E-paper Surya Edisi 23 Januari 2013

Page 1

Artis berpolitik

Krisdayanti sriKandi hanura

RABU, 23 JANUARI 2013 NO. 073 TAHUN XXIII, TERBIT 20 HALAMAN HARGA

rp 1.000

Di HAlAMAN 8

Harga Langganan: Rp 29.000 /bulan Berlangganan/Pengaduan/Sirkulasi:

(031) 8479 555

ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA

(031) 8419 000

detik.com/sumbawanews.com

KERUSUHAN - Foto-foto menggambarkan warga panik dan para pasien rumah sakit diungsikan ke bandara di Sumbawa, Selasa (22/1).

Kematian Mahasiswi Picu Rusuh Sumbawa

KLIK

Foto-foto kerusuhan di Sumbawa suryaonline.co/images

mataram, surya - Kabupaten Sumbawa, Nusa Tenggara Barat (NTB), rusuh, Selasa (22/1), sekitar pukul 13.00 Wita. Sekitar 500 warga menyerang permukiman tertentu di Sumbawa Besar, ibukota Kabupaten Sumbawa, yang dipicu isu SARA (Suku Aga-

Bagaimana perkembangan situasi Sumbawa terkini?

surya.co.id

surabaya.tribunnews.com

ma Ras dan Antargolongan). Penyerangan itu mengakibatkan belasan rumah rusak dan hangus dibakar massa. Informasi dihimpun dari berbagai sumber menyebutkan, dalam aksi penyerangan ■ KE HALAMAN 7

Polri Borong Anjing-Kuda Rp 22,86 M ■ Dapat Tambahan Anggaran Rp 1,8 T PENGELUARAN POLRI

■ IPW Minta KPK Mengawasi

Jakarta, surya - Ketua Presidium Indonesia Police Watch Neta Sahputra Pane meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengawasi dan mencermati Proyek Pe� Pembe manfaatan Optimalisasi untuk Penguatan Sarana Prasarana li Rp 150 ju an 90 anjing, ta/ekor (POPSP) Polri Tahun Anggaran 2013, senilai Rp 1,8 triliun. Total Sebab, kata Neta, banyak kejanggalan di dalam proyek ini, terutama dalam penetapan harga dan manfaat barang yang hendak dibeli. "Harga kuda yang akan dibeli Polri misalnya, mencapai Rp 468 juta per ekor. Harga anjing Rp 150 juta per ekor, perahu karet Rp 156 juta per unit, laptop Rp 28 juta per � Pembelian 20 kuda, Rp 468 juta/ekor unit, hardisk eksternal Rp 7 juta, kendaraan SAR darat Rp 2,7 miTotal liar per unit, dan lain-lain," kata R

YANG DISOROT

Rp 13,5 M

p 9,36 M

� Pembelian 200 perahu karet, Rp 156 juta/unit Total

Rp 31,2 M

� Pembelian laptop Rp

28 JUTA Per unit

� Pembelian hard disk eksternal

7 JUTA

Kepala BKPM Chatib Basri mengatakan, tahun ini (2013) ada sejumlah perusahaan asing yang mau menanamkan investasinya di Indonesia, salah satunya adalah Apple Inc. “Masuknya Apple Inc. ke Indonesia tersebut sejalan dengan rencana Foxconn Technology Group perusahaan asal Taiwan

2,7 M/ UNIT

yang merupakan pemasok dan merakit produk-produk Apple Inc.,” kata Chatib usai Paparan Realisasi Penanaman Modal PMDN-PMA Triwulan IV 2012 dan Tahun 2012, di Gedung BKPM, Jakarta, Selasa (22/1) Untuk tahap awal, diutarakan ■ KE HALAMAN 7

Benitez Masih Andalkan Torres Mimpi Ki

■ di hal 20

liVE

RCTI

Kamis (24/1) Pukul 02.45

■ KE HALAMAN 7

join facebook.com/suryaonline

Madrasah Pendidikan Agama (Mapenda) H Sholehan, Kasubag TU dan Drs Macfud, Ketua Kelompok Pengawas Pendidikan Agama (Pokjawa). Namun karena Wali Kota Samanhudi Anwar tidak ada, surat itu diserahkan kepada Yuliati, pegawai di bagian umum. “Rekomendasi ini muncul karena teguran lisan dan tertu-

lis Kemenag tidak dihiraukan. Namun soal realisasinya, itu tergantung Pak Wali Kota,” kata Baharuddin. Rekomendasi itu juga ditembuskan kepada Ketua Komisi 1 DPRD Kota Blitar, Drs H Zubaidi. Bahkan rencananya rekomendasi itu juga akan dikirimkan ke ■ KE HALAMAN 7

Kerajinan Tunggak Jati Saradan Mendunia (2-habis)

Untuk menghasilkan karya yang bercita rasa tinggi, pemahat tunggak jati harus benar-benar kreatif dan berjiwa seni. Akar jati yang bentuknya tidak beraturan bakal menjadi benda seni bernilai tinggi jika diolah oleh tangan- tangan terampil.

M

eSKI tidak ada prosesi ritual khusus, Rudy (35) sebelum memulai memahat akar tunggak jati selalu mengawali dengan memanjatkan doa. Biasanya setelah berdoa munculah berbagai macam ide dan insting untuk mengukir tunggak jati yang bentuknya tidak beraturan.

Dari doa itulah kemudian Rudy yang akrab disapa Gareng oleh teman-temannya itu menjadi keasyikan memahat akar jati. Kreasi dan kreativitas jiwa seninya muncul secara spontan sehingga mampu menghasilkan karya seni yang bercita rasa ■ KE HALAMAN 7

Asal Hary Tanoe Tak Minta Jabatan

SWANSEA VS CHELSEA

Chelsea berada di ujung tanduk. The Blues dituntut meraih kemenangan 3-0 atas Swansea City di Stadion Liberty jika tak ingin pulang dengan kepala tertunduk. Manajer Rafael Benitez tetap memilih memainkan Fernando Torres yang tampil buruk. Benitez masih saja percaya dengan pilihannya memainkan Torres. Meski sang penyerang

tutup karena dianggap melanggar UU No 20 Tahun 2003, PP No 55 Tahun 2007 tentang Pendidikan Agama dan Pendidikan Keagamaan dan PMA (Peraturan Menteri Agama) No 16 Tahun 2010 tentang Pengelolaan Pendikan Agama pada Sekolah. Surat rekomendasi itu pun langsung diserahkan ke wali kota oleh Drs Baharuddin, Kasi

Kepala Kuda Rp 14 Juta Cenderawasih Rp 12 Juta

� Pengadaan kendaraan SAR darat Rp

iPad-iPhone Bakal Lebih Murah

BACA JUgA

blitar, surya - Akhirnya Kemenag Kota Blitar merekomendasikan penutupan enam sekolah Katolik karena dianggap tidak mau memberikan mata pelajaran agama selain Katolik. Selasa (22/1) siang, Kemenag mengeluarkan rekomendasi No Kd.13.31/04/PP.02.3/80/2013, agar keenam sekolah di bawah Yayasan Yohanes Gabriel itu di-

■ KE HALAMAN 7

grafis: surya/rendra

Jakarta, surya - Demam gadget terbaru yang sering terlihat di pasar Indonesia, menggugah perusahaan raksasa asal Amerika Serikat (AS), Apple Inc. segera merealisasikan investasi di Indonesia pada 2013. Nilai investasinya sekitar 3 juta dolar AS atau setara dengan Rp 28,5 miliar.

Kemenag Blitar Rekom 6 Sekolah Ditutup

■ Golkar-Demokrat Siap Tampung lempar setan - Spanyol memang gudangnya festival aneh-aneh, seperti dikejar banteng di Pamplona, lempar tomat ei Bunol. Satu lagi Festival Jarramplas di Piornal. Di sini seorang warga desa dipilih menjadi Jarramplas, karakter setan dengan baju warna-warni dengan topeng bertanduk. Ia harus melewaJAgAt ti jalanan desa sambil dilempari 15.000 butir lobak. (dailymail)

ANEh

Jakarta, surya - Partai Golkar menyatakan, terbuka jika bos MNC Grup Hary Tanoesoedibjo berkeinginan bergabung setelah mengundurkan diri dari Partai Nasional Demokrat (NasDem). Komunikasi antara Hary Tanoe dan Ketua Umum Partai Golkar Aburizal "Ical" Bakrie pun sudah dilakukan. "(Hary Tanoe) sudah BBMan dengan Pak Ketua Umum ■ KE HALAMAN 7

storyhighlights ■ Hary Tanoe sudah BBM-an dengan Aburizal Bakrie. ■ Anas Urbaningrum juga klaim sudah berkomunikasi dengan Hary Tanoe. ■ Golkar mensyaratkan Hary Tanoe harus mulai dari nol jika memutuskan bergabung Golkar. ■ NasDem Jatim tidak terpengaruh atas pengunduran diri Hary Tanoe.

surya/didik mashudi

NAGA - Seorang perajin bonggol jati di Saradan sedang menyelesaikan pahatan naga. follow @portalsurya


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.