E-paper Surya Edisi 30 April 2013

Page 1

LAST MINUTES

Slank Uji Konser di Banyuwangi

THE BEST OF JAVA NEWSPAPER INDONESIA PRINT MEDIA AWARD

BANYUWANGI - Slank membuka tur roadshow di Banyuwangi meski kota ini dianggap cukup tinggi risiko keamanannya, Senin (29/4). Alasannya, kalau konser di Banyuwangi aman, maka konser di kota lain bakal aman juga. (uni)

(IPMA) 2013

SELASA, 30 APRIL 2013 NO. 170 TAHUN XXVI TERBIT

24 HALAMAN

HARGA HARGA LANGGANAN: Rp 29.000/BULAN ● BERLANGGANAN/PENGADUAN/SIRKULASI:

(031) 8479 555

ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA

Rp 1.000 (031) 8419 000

Madrid Ronaldo

Bergantung pada

Ronaldo

Coentrao Arbeloa

Lewandowski

Schmelzer

López

Gündogan Subotic

Varane

Ramos

Alonso

Khedira

Cadangan: 1 Casillas, 3 Pepe, 18 Albiol, 19 Modric, 8 Kaka, 21 Callejon, 9 Benzema Absen: -

Weidenfeller

Piszczek

Bender

Blaszczykowski

Ronaldo Higuaín

Lewandowski

Wasit: Howard Webb (Inggris) Stadion: Santiago Bernabeu, Madrid (Spanyol) Bursa Asian Handicap: Real Madrid vs Dortmund (0 : 1) Prediksi Skor Superball: Real Madrid 3-1 Dortmund

REAL MADRID (4-2-3-1) - Pelatih: Jose Mourinho

Cadangan: 20 Langerak, 27 Santana, 5 Kehl, 19 Grosskreutz, 23 Schieber, 7 Leitner, 18 Sahin Absen: -

Goetze

Oezil Di María

Hummels

Reus

BORUSSIA DORTMUND Pelatih: Juergen Klopp - (4-2-3-1)

REAL Madrid kritis. Mereka butuh keajaiban untuk bisa lolos ke final Liga Champions setelah kalah 1-4 dari Borussia Dortmund pada leg pertama semifinal pekan lalu. Mereka butuh sedikitnya tiga gol agar lolos ke final saat Madrid giliran menjamu Dortmund di leg kedua di Stadion Santiago Bernabeu, Rabu (1/5) dinihari. Karena itu, Madrid butuh mesin gol utamanya. Siapa lagi jika bukan sang superstar ☛Baca Juga: Cristiano Ronaldo. “Kami butuh dia (Ronal- LAGA GILA Halaman 17 do) dan golnya untuk pertandingan Selasa nanti. Kami berharap dia bisa membawa tim ini ke performa permainan terbaik,” kata gelandang Madrid Sami Khedira seperti dilansir situs resmi klub, Senin (19/4). Sayangnya kabar buruk diterima Real Madrid jelang laga hidup mati ini. Kondisi sang superstar dikabarkan belum fit benar setelah cedera usai laga leg pertama di kandang Dortmund pekan lalu. Karena cedera itu, Ronaldo juga tak dilibatkan di laga derbi ■ KE HALAMAN 7

grafis: surya/rendra

Susno Melawan dari Dunia Maya ■ Muncul di YouTube dari Lokasi Rahasia ■ Tim Pemburu Geledah Tiga Rumah STORYHIGHLIGHTS ■ Susno Duadji muncul di situs YouTube, Senin sore. ■ Ngaku berada di Bandung, Jawa Barat. ■ Tegaskan tidak akan lari namun menentang eksekusi liar. ■ Kejaksaan kerahkan seluruh jaksa di Indonesia untuk buru Susno. ■ Polisi menggeledah tiga rumah Susno namun sang tuan rumah menghilang.

Mengapa saya katakan eksekusi liar? Karena putusan perkara pada diri saya semuanya batal demi hukum.

JAKARTA, SURYA - Dicari-cari polisi dan jaksa seantero Indonesia, mantan Kabareskrim Komjen Pol (Purn) Susno Duadji yang telah berstatus buron malah muncul di situs YouTube, Senin (29/4). Susno muncul mengenakan batik warna biru gelap dalam video yang diunggah pada Senin sore tersebut. Video berdurasi 15 menit, 34 detik. Susno mengungkapkan ia tidak bersembunyi. Ia saat ini berada di daerah pemilihan, Jawa Barat 1, tempat dirinya mencalonkan diri sebagai

KOMJEN POL (PURN) SUSNO DUADJI MANTAN KABARESKRIM

■ KE HALAMAN 7

Sibuk Keliling dari Desa ke Desa STEMPEL buronan Kejagung tak mengusik kesibukan Komjen (Purn) Susno Duadji keluar-masuk desa di Bandung. Terpidana korupsi dan gratifikasi ini tetap menyibukkan diri untuk berkampanye menggalang suara di Bandung. "Iya masih di Bandung. Beliau

kan Caleg. Beliau keliling dari desa ke desa untuk kampanye," ungkap penasihat hukum Susno, Fredrich Yunadi, Senin (29/4). Susno menghimpun dukungan untuk bertarung jadi caleg Partai Bulan Bintang (PBB). Susno resmi dinyatakan buron oleh Kejaksaan Agung, menyusul

kegagalan tiga kali eksekusi terhadap mantan Kabareskrim Polri itu. Tak hanya Susno, PBB pun tak terusik status buron bacalegnya. Sekjen PBB BM Wibowo menegaskan, meski buron

■ Unas SMA Tetap Sah Meski Kacau

Kemana Jaksa dan Polisi akan memburu Susno?

■ KE HALAMAN 7

Harga BBM Sama Rata di Bawah Rp 6.500 Seliter JAKARTA, SURYA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) hari ini, Selasa (30/4) akan mengumumkan harga baru bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi sekaligus kompensasi apa saja yang akan diterima warga miskin yang terdampak harga baru tersebut. Pengumuman itu dilakukan setelah pemerintah memastikan akan menggunakan hanya satu harga BBM bersubsidi dan membatalkan rencana dua harga yang sudah disosialisasikan sebelumnya. Kebijakan dua harga itu dianggap akan menyulitkan implementasi kebijakan itu. “Iya, jadi kemungkinan satu harga,” kata Menteri ESDM Jero Wacik

seusai rapat terbatas membahas BBM di Kantor Presiden, Jakarta, Senin (29/4). Rapat yang dipimpin SBY itu dihadiri Wapres Boediono, para menteri, Direktur Utama PT Pertamina Karen Agustiawan, Kapolri Jenderal (Pol) Timur Pradopo, Panglima TNI Laksamana Agus Suhartono, dan pihak lainnya. Jero mengatakan, pengumuman presiden itu akan disampaikan di acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan Nasional (Musrembangnas) di Hotel Bidakara, Selasa (30/4) yang juga dihadiri gubernur,

KENAIKAN BBM - Petugas SPBU menyiapkan alat penunjuk harga BBM yang baru, Senin (29/4), menyusul rencana kenaikan harga BBM.

■ KE HALAMAN 7

T

tunggu para penggemar yang ingin melihat langsung aksi panggung mereka. Sesuai kemasan girlsband, ke-48 gadis yang rata-rata masih duduk di bangku SMP ■ KE HALAMAN 7

join facebook.com/suryaonline

HARYONO UMAR IRJEN KEMENDIKBUD

Adu Nyali Menuju Puncak The Peak

Berpetualang dengan kereta tidak berhenti di Shenzen, Guangdong, China. Keesokan harinya, di Hongkong, kami menikmati kereta/trem kuno yang telah dipermak sedemikian rupa, sehingga penumpang bebas menikmati pemandangan sepanjang rute yang dilalui.

B KAPANLAGI

Kami juga menyelidiki proses tender ujian nasional SMA. Meski di bawah Kementerian, kami berusaha independen.

Dua Hari Menikmati Wisata Kereta Kuno di China (2-habis)

Cantik Tak Halangi Hobi Sepakbola

ERHITUNG sudah enam bulan JKT48 Trainees, generasi kedua JKT48 yang kini disebut Team J, meramaikan dunia hiburan Tanah Air. Meskipun belum mengeluarkan lagu versi mereka sendiri, acapkali penampilan dara-dara cantik dan seksi ini di-

JAKARTA, SURYA - Inspektorat Jenderal Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan telah menyelesaikan investigasi terhadap penyebab mundurnya Ujian Nasional SMA di 11 provinsi. Menurut Inspektur Jenderal Kementerian Haryono Umar, kekacauan Unas itu melibatkan orang-orang di Kementerian Pendidikan, perusahaan percetakan dan pada pengawasan Unas. "Faktanya, penyebabnya ada di tiga tempat itu," kata Haryono ketika ditemui seusai konferensi pers di Kementerian Pendidikan, Senin (29/4). Namun, Haryono enggan memaparkan materi hasil investigasi sebelum mendapatkan lampu hijau dari Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Mohammad Nuh untuk membuka ke publik. Haryono menjelaskan, dari hasil investigasi inspektorat merekomendasikan kepada Menteri Nuh untuk memberi sanksi kepada orang-orang yang lalai. Pihak yang diberi sanksi tak hanya percetakan, tetapi juga jajaran Kementerian. Haryono lagi-lagi menolak menyebutkan sejumlah nama. Santer beredar kabar bahwa sejumlah pejabat Kemendikbud terlibat intervensi proses tender percetakan soal Unas. Hasilnyasalah satu pemenang tender gagal menyelesaikan pencetakan dan pendistribusian soal tepat waktu. ■ KE HALAMAN 7

ANTARA/LUCKY R

JKT48

Temukan Keterlibatan Orang Kemendikbud

ELUM puas seharian berkeliling Shenzen, acara Huawei Education Visit Trip bergeser ke Hongkong Islands. Tujuan kami, adalah menuju The Peak. Lokasi ini sebenarya hanyalah sebuah pegunungan, tempat kami bisa melihat Hongkong secara kese-

luruhan dari atas. Cuaca Jumat (26/4) pagi itu mendung, kadang diselingi gerimis. Ivy, pemandu wisata selama di Hongkong, berharap cuaca akan cerah saat kami sampai di puncak The Peak. ■ KE HALAMAN 7

SURYA/TRI DAYANING R

KERETA KAYU - The Peak Tram, kereta kuno yang kini dilengkapi listrik dan telah dipermak cantik, hilir mudik mengangkut wisatawan menuju puncak The Peak. Untuk menaiki kereta ini, wisatawan mesti sabar antri, terlebih pada akhir pekan. follow @portalsurya


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.