E-paper Surya Edisi 30 Desember 2011

Page 1

Harga Langganan: Rp 29.000 / bulan Berlangganan/ Pengaduan/Sirkulasi: (031) 8479 555

Rp 1.000

ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA (031) 8419 000

Baca Juga

SURYA DIGITAL

JUMAT, 30 DESEMBER 2011

www.surya.co.id/category/digital-papers

NO. 93 TAHUN XXVI, TERBIT 20 HALAMAN

surya.co.id

Sampang Masih Mencekam KH ABDUSSHOMAD BUCHORI Ketua MUI Jatim

■ 500 Orang Bercadar Bakar Kompleks Syiah

KAMI menyayangkan penggunaan cara kekerasan dalam menyelesaikan konflik, termasuk apa yang terjadi antara masyarakat dengan kelompok Syiah di Sampang. Karena kekerasan tidak bisa dibenarkan atas nama agama. Namun di sisi lain, kelompok Syiah juga harus memegang komitmen yang disepakati bersama. (uji) KH MUTAWAKIL ALALLAH Ketua PWNU Jatim

SAYA menyesalkan peristiwa pembakaran kompleks pesantren Islam Syiah di Kabupaten Sampang. Kami mengimbau kepada masyarakat supaya bersikap tenang dan tidak mudah terprovokasi. Jangan sampai dimanfaatkan pihak ketiga. Hati-hati dengan pihak yang ingin memecah belah Islam. (fat) SOEKARWO Gubernur Jatim

PERSOALAN di Omben, Sampang itu awalnya masalah keluarga kemudian merembet luas. Cara paling tepat untuk mengatasinya adalah dengan pendekatan persuasif. Di Madura itu, kultur yang harus didekati adalah para kiai sebagai tokoh masyarakat. Saya berharap, peristiwa di Sampang tidak sampai menjalar ke tempat lain. (fat)

antara/saiful bahri

ANARKIS - Seseorang melemparkan batu ke arah bangunan yang dibakar massa.

STORYHIGHLIGHTS

SAMPANG, SURYA - Suasana pagi yang tenang di Dusun Nangkernang tiba-tiba berubah gaduh pada pagi hari itu. Sekitar pukul 09.30 WIB, Kamis (29/12), 500-an orang bercadar yang membawa berbagai senjata tajam dan bahan bakar, sedang bergerak mencari sasaran di sana. Massa yang terdiri dari para lelaki dan

■ Ratusan warga tidak berani keluar rumah. ■ 400 pengikut Syiah diungsikan ke kota Sampang. ■ Penganut Syiah tidak berani melawan. ■ Tiga ratus aparat kepolisian dibantu TNI diterjunkan ke lokasi. ■ 15 Orang diperiksa sebagai saksi pembakaran. ■ Polisi sempat dihadang ratusan orang bercadar.

� 16.00 WIB :

Orang-orang berkumpul di rumah Nur Halimah 44 Warga dievakuasi ke kantor kecamatan.

perempuan dewasa serta remaja itu kemudian berhenti di depan rumah Ustadz Tajul Muluk di Dusun Nangkernang, Desa Karang Gayam, Kecamatan Ombeng, Kabupaten Sampang. Tak lama kemudian, api

� 14.00 WIB :

Massa bakar rumah Ummu Hanik

SAMPANG MEMBARA

m

■ KE HALAMAN 7

TAKSI pembakaran empat rumah, madrasah dan musala di Kecamatan Omben dan Karang Penang, Sampang, menyisakan kepedihan mendalam di hati Khairul Ummah (55), ibu kandung Tajul Muluk.

� 11.00 WIB : Rumah Iklil Al Milal dan rumah Khoirul Ummah dibakar.

2,5 k m

Rumah K Tajul Muluk

Sekandung Kok Begini

Jl. R

aya

Rumah Khoirul Ummah

JAWA TIMUR Sampang Surabaya

Rumah Nur Halimah

Omb

en

TKP : Desa Karang Gayam, Norh alimaKec Omben, Sampang h

Sam Kota pan g

Lomaor Blega

U

■ KE HALAMAN 7

� 09.30 WIB : Massa membakar Ponpes Miftahul Huda, rumah, toko, madrasah, dan asrama santri.

Rumah Iklil Almilal

1,5 k

Jungkarang

Bringin

Nonggal

Torjun Dulang

Omben

SAMPANG

Karang Dalem Polagan Sampang Taddan

Patarongan

Dharma Camplong Camplong

Pam

Juanda Pastikan Heli dan Pesawat Kecil Diikat

ponsel lokal di bawah bendera PT Sakura Jaya Mandiri ini lebih banyak mengimpor langsung secara utuh dari Hongkong. Dengan membangun tempat perakitan di Surabaya, ke depan, PT Sakura hanya mendatangkan dalam bentuk komponen.

san

SURABAYA, SURYA - Pihak Bandara Internasional Juanda Surabaya sibuk mengecek posisi parkir pesawat (parking stand) menyusul perkiraan potensi angin kencang yang melanda Surabaya. Potensi angin kencang sebagai dampak

munculnya badai Grant di Teluk Carpentaria, Australia dan Nusa Tenggara Timur diprediksi terjadi hingga malam Tahun Baru, Sabtu (31/12). General Manager PT Angkasa Pura I, Trikora Harjo melalui Kabid Operasi Bandara, ■ KE HALAMAN 7

Tawuran di Gereja Kelahiran Usai Natal

■ KE HALAMAN 7

Atap Bocor pun Tak Ada yang Menanggung

SHINTA BACHIR

Kena Gunting

Perayaan Natal belum sepenuhnya berlalu dari Gereja Kelahiran (Church of Nativity) di Bethlehem, Tepi Barat, Palestina, Rabu (28/12). Masih ada beberapa peziarah yang menikmati situs itu. Namun, itulah saat menegangkan di situs yang diyakini menjadi tempat kelahiran Yesus itu.

S

HINTA Bachir dikenal sebagai artis bertubuh seksi yang menarik perhatian banyak orang, khususnya lawan jenis. Kini tubuh sensualnya itu bisa 'dinikmati' leluasa lewat film terbarunya, Pulau Hantu 3. Dalam film garapan sutradara Jose Purnomo tersebut, Shinta Bachir (25) beradegan ranjang dengan Boy Hamzah. Adegan yang bakal membuat penonton ‘panas-dingin’ itu, menurut Shinta, tak terkena gunting Lembaga Sensor Film (LSF). “Yang enggak ada itu, (adegan) saya renang. Saya juga bingung. Tapi, sudah lulus sensor berarti sudah layak ditonton,” ■ KE HALAMAN 7

join facebook.com/suryaonline

grafis: surya/rendra

eka

Ponsel Lokal Dirakit di Rungkut SURABAYA, SURYA - Masih tingginya potensi pasar ponsel di Indonesia mendorong produsen ponsel lokal, Tenova berencana membangun pabrik perakitan sendiri di Surabaya. Mengambil lokasi di kawasan Rungkut Industri IV, pabrik ini rencananya akan beroperasi mulai pertengahan 2012. Selama setahun dipasarkan,

Laut Jawa

P kpl

AGI itu sekitar 100 pendeta dan biarawan sedang membersihkan beberapa bagian dari gereja yang sudah berusia 1.700 tahun itu. Mereka

berasal dari denominasi Gereja Ortodoks Yunani dan Gereja Apostolik Armenia. ■ KE HALAMAN 7

dailymail

BENTROK - Polisi berupaya melerai pendeta dan biarawan yang terlibat bentrok di Gereja Kelahiran di Bethlehem, Palestina.

follow @portalsurya


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.