Surya 28/03/2010

Page 1

Citra Baru

TERBIT 20 HALAMAN NO. 132 TAHUN XXIV

Rp 1.000

ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: JL. RAYA RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA 60293 TELEPON (031) 8419000 www.surya.co.id

28 MARET 2010

Jendela Telur-telur Ayu Bentuknya memang mungil, namun dalam satu butir telur tersimpan banyak manfaat. Selain diolah menjadi masakan, telur juga bisa tampil ayu di perayaan Paskah. Halaman 13

Rezeki Themes BB Kreativitas menjadikan tampilan BlackBerry (BB) Anda bukan saja berbeda, namun juga mampu mendatangkan jutaan rupiah. Halaman 19

Jangan harap menemukan sosok misterius Inna Kamarie dengan gaya gothic-nya semasih di Dewi-dewi. Sebagai penyanyi solo, Inna kini hadir lebih fresh, ceria, namun tetap seksi. Inilah citra baru Inna Kamarie kini. —baca halaman 20

Jaga Kehormatan, KH Hasyim Mundur

► Sahal Rais Aam, Said Aqil Ketua Umum

Myanmar

surya/nuraini faiq

BUNUH NENEK - Tersangka pembunuhan yang dua diantaranya masih sekolah setingkat SD dan SMP.

Butuh Uang, Ibu Ajak Dua Anak Bunuh Nenek

E-Mail dari Amerika JANET E STEELE, jsteele@rad.net.id

Hai, Seminggu yang lalu ada pengalaman yang luar biasa untuk seorang Amerika: saya masuk Myanmar dan bertemu dengan tujuh wartawan senior di Yangon.

IBU AJAK ANAK MEMBUNUH TKP: Desa/Kec Badas Kab Kediri

1 Jumat (19/3), Rianah, 32, bingung

■ KE HALAMAN 11

kapanlagi

Nia Ramadhani & Ardie Bakrie

9 Baju untuk Sambut SBY

P

ERNIKAHAN artis sinetron Nia Ramadhani-Ardie Bakrie bakal digelar di Grand Ballroom Hotel Mulia, Jakarta, selama dua hari berturut-turut, yaitu tanggal 1 dan 2 April 2010. Untuk saat bersejarah tersebut, Nia Ramadhani kabarnya sudah menyiapkan sembilan baju pengantin yang dikenakan secara bergantian. Menurut Chanty Mercia, ibunda Nia, banyaknya busana pengantin yang bakal dikenakan Nia, dianggap wajar karena bintang film Hantu Jembatan Ancol itu tak ingin mengenakan pakaian yang sama di dua hari pernikahannya tersebut. Sesuai keinginan keluarga yang tak ingin menggelar pesta pernikahan secara besar-besaran, maka Nia pun memilih menggunakan busana pengantin bukan hasil karya perancang ternama. ■ KE HALAMAN 11

Bayar Cicilan Motor

karena cicilan sepeda motornya nunggak. Dia sering di-SMS untuk melunasi, kalau tidak motornya disita. Pukul 12.00, ia bersama dua anaknya BH dan merencanakan pembunuhan Supiatun, 65, lalu merampas hartanya.

KEDIRI - SURYA Tak tahan dikejar-kejar membayar cicilan sepeda motor, Rianah, 32, warga Dusun Sumbersari, Desa/Kecamatan Badas, Kabupaten Kediri, nekat merencanakan pembunuhan lalu menguasai harta Supiatun, 65, tetangga dekat sekaligus kerabatnya. Sungguh memprihatinkan, 2 Sabtu (20/3) pukul 12.30 ibu empat anak ini mengajak WIB mereka mematangkan dua anaknya yang masih sarencana pembunuhan. Korban dipanggil ke rumah ngat kecil, menjerat korban mereka dengan ditawari jam hingga tewas. dinding. Korban tertarik dan Kedua bocah ingusan itu masuk kamar. adalah anak pertama dan 3 Rianah dan RT di dalam kamar. BH berada di luar rumah mengawasi situasi. kedua. BH, 14, masih duduk di bangku kelas satu MTs Rianah dibantu RT menjerat leher neneknya dengan tali rafia. Korban (setingkat SMP) dan RT, 10, digeletakkan dengan ditumpuki baju siswa kelas tiga SD. Mereka kotor. saat ini ditinggal ayahnya,

B

ERKALI-KALI saya sudah mencoba masuk Myanmar, tetapi susah mendapatkan visa. Di formulir visa, saya diminta menulis status “turis.” Fakta ini benar, tetapi bukan sepenuhnya. Memang, saya bukan pebisnis, dan saya ingin mengunjungi beberapa tujuan pariwisata. Tetapi alasannya besar untuk perjalanan itu adalah saya diajak oleh Kedutaan Besar Amerika Serikat untuk memimpin sebuah workshop mengenai kebebasan

► Dikejar-kejar

antara/surya/adnan muthalib,suryanto

UNDURKAN DIRI - Ketua PB NU, KH. Hasyim Muzadi yang juga kandidat Rois Aam PB NU disambut oleh ketua panitia muktamar, KH Hafidz Usman, saat memasuki ruang pemilihan Rois Am dalam Muktamar ke 32 NU di Asrama Haji Makassar, Sabtu (27/3). KH Hasyim Muzadi menulis pernyataan pengunduran diri dari calon (foto kanan).

MAKASSAR - SURYA PROSES pemilihan ketua umum PBNU yang dimenangi Said Aqil Sirodj menjadi pusat perhatian. Namun, suasana mendebarkan lebih terasa selama pemilihan rais aam di mana KH Hasyim Muzadi akhirnya mengundurkan diri dari pencalonan.

Untuk lima tahun ke depan NU akan dipimpin oleh duet KH MA Sahal Mahfud di jajaran syuriah dan Said Aqil Sirodj di jajaran tanfidziyah. Sahal terpilih sebagai rais aam secara aklamasi pada Muktamar ke32, Sabtu (27/3), setelah pesaingnya KH Hasyim Muzadi memutuskan tidak bersedia dicalonkan meski telah memenuhi syarat pencalonan. Said Aqil terpilih sebagai Ketua Umum PBNU periode 2010-2015 setelah memenangkan perebutan suara ■ KE HALAMAN 11

Pemilih Pemula Pacitan Inginkan Jupe lus SMA atau anak baru gede (ABG) lebih banyak memilih dan mengharapkan Julia Perez maju dalam Pilkada Pacitan. “Apalagi selama ini, bupati yang berasal dari birokrat dan kalangan pengusaha ternyata tidak banyak membawa perubahan bagi Pacitan yang kaya akan dunia wisata alam,” jelas Sutikno yang juga Ketua DPC ■ KE HALAMAN 11

4 Pukul 22.00 WIB, Rianah dan dua anaknya memasukkan mayat ke dalam karung pupuk. Karung dijahit dan diangkut motor oleh Rianah dan BH. Mayat dibuang di Kali Badas. Keesokan hari, warga menemukan isi karung berisi mayat Supiatun.

Awal Laga Tujuh Final

► Hasil Survei 8 Partai Koalisi PACITAN - SURYA Munculnya nama artis seksi Julia Perez (Jupe) sebagai calon Wakil Bupati Pacitan (bukan calon bupati seperti berita sebelumnya) yang bakal diusung delapan parpol koalisi, telah didahului dengan survei. Koordinator Koalisi Delapan Partai, Sutikno mengatakan hasil survei menyebutkan kalangan pemilih awal seperti siswa SMA dan yang baru lu-

■ KE HALAMAN 11

Julia Perez

LIVERPOOL - SURYA mereka ‘membantu’ Liverpool. Keberuntungan masih mem- Pada 14 Maret lalu, Sunderland bantu Liverpool. Meski kalah juga menahan Man City 1-1. dari Manchester Toh, Liverpool tidak United pekan bisa terus berharap LIVERPOOL VS bantuan dari tim-tim lalu, peluang SUNDERLAND lain. Si Merah—sebutempat yang kini jadi incaran, an Liverpool, sehaESPN, Minggu (28/3), belum lepas rusnya menentukan pkl. 22.00WIB dari jangkauan. nasib mereka sendiri Itu karena dua tim pesaing, dengan mengoptimalkan tujuh laga Manchester City dan Aston Villa sisa untuk memburu poin. Termajuga kehilangan poin pada laga suk saat menjamu ‘tim penolong’ midweek, Rabu (24/3). Man City mereka, Sunderland di Anfield kalah dari Everton 0-2 dan Villa pada lanjutan Premiership, Minggu ditahan Sunderland 1-1. Khusus untuk Sunderland, tak sekali ini ■ KE HALAMAN 11

kapanlagi

Jupe Bupati Pacitan

E

DAAAAN… Pacitan kate entuk bupati semlohe, Julia Perez. Yok opo rasane upacara Senin, inspektur upacarane Jupe? Lek pas sambutan mesthi ngesesngeses ambek mulat-mulet. Cak Sur wis siap-siap kate pindhah Pacitan. “Masi adoh tekok Suroboyo tapi lek bupatine Jupe gak masalah,” jare Cak Sur. Pendik gak kalah, “Aku kate nggawe pertandhingan futsal cik Jupe sing nendhang. Enak be’e.” Pi’i mesam-mesem. “Ya wis. Aku gelem dimutasi nang Pacitan. Masi mik bagian ngudhek teh, pokoke diseruput Jupe, rasane adhem.” Ning Ya sing nguleg sambel gregeten. Kaet mau esuk sing dibahas Julia Perez thok. “Wis, pindhaha kuabeh nang Pacitan. Lumayan, rek. Omah sepi, gak onok sing ngrepoti njaluk sambel tempe penyet. Se, age budhala!” Ning Ya ngangkat uleg-uleg kate diuncalna nang arek telu. ■ end

Hasyim `Alias` Santi, Mantan Gay Asal Probolinggo yang Berusaha Kembali Normal

Sempat Kesengsem Pria Ketika Gelar Demo Menolak Gay Tidak semua pria penyuka sesama jenis alias gay, mendukung kongres gay-lesbian di Surabaya. Salah satunya Hasyim `alias` Santi, 32, asal Kecamatan Maron, Kabupaten Probolinggo, yang menggelar unjuk rasa menolak legalisasi gay dan lesbian, Sabtu (27/3).

ATIQ ALIRAHBINI PROBOLINGGO

H

ASYIM memimpin demonstrasi bersama politisi PPP yang juga anggota DPRD Jatim, Habib Mahdi, di Pondok Pesantren (Ponpes) Ahlussunnah Wal Jamaah, Desa Brani Kulon, Kecamatan Maron. Secara blak-blakan, Hasyim mengaku dirinya pernah terjerat ke dalam komunitas penyuka sesama jenis sejak dia lulus SMP di Surabaya tahun 1991 lalu. Dia baru ke-

luar dari komunitas itu tahun 2003 lalu, setelah dia pindah ke kampung halamannya di wilayah Kecamatan Maron. "Dulu saya tinggal bersama paman saya di Surabaya," ■ KE HALAMAN 11

TOLAK - Hasyim (berkacamata, paling kiri) bersama anggota DPRD Jatim Habib Mahdi saat demo menolak kongres gaylesbian, di Pondok Pesantren Ahlussunnah Wal Jamaah, Desa Brani Kulon, Kecamatan Maron, Kabupaten Probolinggo.

surya/atiqalirahbini


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.