SBY Bantah PHK Ani...
Saling Gigit
Baca halaman 2 Rp 1.000
ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68-70 SIER SURABAYA
Sekitar 70 anggota Dewan Taiwan berkelahi. Mereka saling memukul, menjambak, dan menggigit di lantai Tak hanya itu, mereka juga saling menarik baju dan melemparkan segala macam benda yang bisa mereka raih saat itu. —baca halaman 10
rabu 20 JANUARI 2010 NO. 68 TAHUN XXIII TERBIT 20 HALAMAN
dailymail.com
• TELEPON (031) 8419000 • www.surya.co.id
Wanita Merampok 20 Kg Emas
► Ada 5 Pelaku Lain, Berpistol ► 8 Menit, Rp 5 Miliar Amblas
Pasutri Pencuri Setandan Pisang Menuai Dukungan
Sidang Dipenuhi Pendukung, Pisang Dipajang
Bangkalan - Surya Perampokan toko emas terbesar di Jatim pada awal tahun 2010 ini, terjadi di Bangkalan. Kawanan perampok yang di antaranya berpistol, berhasil membawa kabur emas seberat sekitar 20 kg atau senilai Rp 5 miliar, beserta uang tunai Rp 30 juta. Kejadian itu menimpa Toko Perhiasan Sumber Rejeki, Desa Batah Barat, Kecamatan Kwanyar, Bangkalan, Selasa (19/1), sekitar pukul 13.30 WIB. Keluarga H Badrus, 75, pemilik toko perhiasan, tidak bisa berbuat apa-apa ketika perampok berjumlah enam orang itu
PERSEBAYA
PERSEMA
Pelatih: Danurwindo - (3-5-2)
Djayusman
Anderson
Tarkpor Lucky
Wijay
secara bersamaan menyerbu toko yang berada di dalam pagar di lingkungan rumahnya. Dua penjaga toko, yaitu H Ismail, 35, (anak H Badrus) dan Mubarrok, 32, (menantu) tak berkutik di tengah ancaman
Supriyono
Pelatih: Subangkit - (4-4-2)
Taka
Syaifudin
Halil Korinus
Siswanto
Pepito Andi Jairon
Kamri
Bima Gaspar
Sutaji Semme Komang
grafis: surya/rendra
n KE HALAMAN 11
1 Pukul 13.15: Seorang
perempuan datangi toko emas “Sumber Rejeki”, ingin membeli anting. Saat itu, toko hanya dijaga Mubarrok, menantu H. Badrus, pemilik toko. Suasana sekitar sepi karena waktunya istirahat siang.
RE
JE
KI
surya/m taufik
PENCURI PISANG - Terdakwa pencuri pisang pasangan Siptoyono,19, dan istrinya Sulastri,19 saat mengikuti persidangan di PN Bojonegoro, Selasa (19/1). Persidangan ini tergolong lama karena terdakwa telah ditahan selama tiga bulan. 2 Pukul 13.20: Setelah
sempat menanyai dua penjaga tentang harga beberapa anting, perempuan yang tak jadi beli itu pergi.
3 Pukul 13.30: Tiba-tiba lima lelaki berjaket hitam datang bersepeda motor bersama perempuan itu. Dua tetap berada di luar toko (termasuk si perempuan) dan empat langsung masuk dan melepas tembakan. Sambil mengeluarkan ancaman ke penjaga agar tak teriak, kaca etalase perhiasan dipecah dengan pistol.
4 13.38: Para pelaku pergi bersepeda motor ke dua arah.
grafis: surya/rendra
Herman ke Mabes TNI Diiringi 18 Mobil JAKARTA - Surya Setelah sempat menolak pemanggilan paksa. sehingga memunculkan insiden pengepungan rumah, akhirnya Brigadir Jenderal (Brigjen) TNI (Pur) Herman Sarens Sudiro, 80, bersedia dibawa ke Mabes TNI di Cilangkap, Jakarta Timur, Selasa (19/1) pagi. Herman naik mobil pribadi dari Perumahan Telaga Golf, Bumi Serpong Damai,
Kasus suami istri (pasutri) Supriyono, 19, dan Sulastri, 19, yang telah ditahan tiga bulan gara-gara mencuri setandan pisang, terus menuai simpati. Dalam sidang kedua di PN Bojonegoro, Selasa (19/1), kedua nya mendapat support berbagai kalangan yang ikut menyaksikan jalannya sidang.
antara
M Taufik, Bojonegoro
A
da enam pengacara yang mendampingi kedua terdakwa warga Jl Monginsidi Gang Pramuka, Desa Sukorejo, Kecamatan Kota, Bojonegoro tersebut. Mereka adalah Nur Syamsi, Mustain, Mansyur, Hasnomo, Ernia, dan Adi n KE HALAMAN 11
► Pengacara: Tuntutan Jaksa Membabi Buta JAKARTA - Surya Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Antasari Azhar, dituntut hukuman mati terkait pembunuhan terhadap Direktur Utama PT Putra Rajawali Banjaran (PRB), Nasruddin Zulkarnaen. Tuntutan hukuman maksimal juga dikenakan kepada dua terdakwa lain yang terkait pula dengan pembunuhan Nasruddin, yakni mantan Kapolres Jakarta Selatan Kombes Polisi Wiliardi Wizard serta Sigid Haryo Wibisono. Tuntutan kepada tiga terdakwa tersebut muncul dalam sidang pembacaan tuntutan yang digelar di
ANTASARI AZHAR Jeratan: Pasal 55 jo 340 KUHP - Bermufakat membunuh Nasrudin Zulkarnaen dengan bantuan orang lain Hal memberatkan: - Berbelit dalam persidangan - Sebagai penegak hukum mestinya jadi contoh Hal meringankan: - Tidak ada WILIARDI WIZAR Jeratan: Pasal 55 jo 340 KUHP - Menyalahgunakan kekuasaan menyuruh orang lain membunuh Nasrudin Hal memberatkan: - Berbelit dalam persidangan - Sebagai polisi mestinya jadi contoh penegakan hukum Hal meringankan: - Tidak ditemukan
SURABAYA - Surya Persebaya akan menutup partai home putaran pertama Liga Super di Stadion Gelora 10 Nopember, Rabu (20/1). Lawan yang dihadapi Bajul Ijo adalah tim sesama Jatim, Persema Malang. Setelah itu, tim yang diarsiteki Danurwindo ini melakoni dua pertandingan away menantang Persib Bandung, Sabtu (23/1) dan berkunjung ke Sriwijaya FC, Selasa (26/1). Duel melawan Persema tak kalah berat seperti saat menjamu Arema. Laskar Ken Arok merupakan tim dengan dukungan materi pemain bagus. Dalam dua pertemuan terakhir, Persebaya tidak kuasa membendung keperkasaan Persema. Pada babak delapan besar Divisi Utama 2009 di Samarinda, Bajul Ijo dihajar 1-3. Saat turnamen pramusim di Liga Jatim, Persebaya tidak berkutik n KE HALAMAN 11
Seminggu Empat Kali Coni 'Kerja' Ngutil
Antasari Cs Terancam Tembak Mati
n KE HALAMAN 11
Herman Sarens
Jainal
Kasan
KRONOLOGI PERAMPOKAN “SUMBER REJEKI” SELASA (1/19) TKP: Desa Batah Barat, Kec Kwanyar, Bangkalan
n KE HALAMAN 11
Saatnya untuk Balas Dendam
SIGID HARYO WIBISONO Jeratan: Pasal 55 jo 340 KUHP - Mencoba membujuk melakukan pembunuhan berencana Hal memberatkan: - Berbelit beri keterangan dalam sidang - Tak mengakui dan menyesali perbuatannya Hal meringankan: - Tidak ditemukan grafis: surya/rendra
SURABAYA - Surya Meski hamil tujuh bulan, Coni Deborah Paat, 34, warga Jl Pandegiling II/19, Surabaya, tetap nekat 'bekerja' mengutil bersama suami, Juwarno alias Jujuk, 38. Namun, saat mengutil di Supermarket Alfa Midi, Jl Raya Cemeng Kalang, Suko, Kecamatan Kota, Kabupaten Sidoarjo, mereka ketahuan, sehingga ditahan, Selasa (19/1) siang. Polisi juga menahan Nur Bambang S, 43, warga Jl Grudo, Tegalsari, Surabaya. Nur menyopiri mobil Daihatsu Xenia nopol L 1603 GU, yang disewa pasangan suami-istri (pasutri) kriminal tersebut. Saat diinterogasi, Juwarno dan Coni menyebut nama Haryono Gunawan, 55, warga Jl Pengampon Kalimir, Genteng, sebagai penadah barang-barang curian mereka. Maka, polisi kemudian menangkap Haryono. ”Pasutri dan sopir mobil kami tangkap sekitar pukul 11.00 WIB. Satu jam kemudian kami tangkap Haryono. Mereka kami jerat Pasal 362 KHUP tenn KE HALAMAN 11
Harian Surya Gunakan Teknologi Canggih Smart Newspaper
Koran Pertama di Jawa Timur dan Indonesia Timur Dompet Hilang
T
ole menemanai Cak Heru pergi ke dukun. "Mbah, tolongin, dompet saya hilang. Isinya uang dolar dan surat penting," kata Cak Heru pada si dukun. Tole dan Cak Heru diterima di teras, bukan di ruang praktik. "Tenang saja, tunggu sampai besok," kata dukun. Cak Heru menukas, "Mbah, saya butuh dompet itu segera. Saya butuh uangnya." Si dukun membalas,"Nak, saya tidak bisa menemukan dompet sampeyan, sebelum kunci kamar praktik saya yang hilang sejak kemarin, ketemu." n Cak Sur
Di sela acara peresmian kantor baru Harian Surya dan percetakan PT Antar Surya Jaya (ASJ), di Jalan Rungkut Industri III Surabaya, Rabu (20/1) ini, tim redaksi akan mendemonstrasikan penggunaan sistem editorial terkini.
M
enurut rencana, setelah menandatangani prasasti peresmian kantor baru, Gubernur Jawa Timur H Soekarwo akan mencoba langsung kecanggihan dan keunggulan sistem
editorial tersebut. Gubernur akan mengetik berita di kolom yang sudah disiapkan, Pada saat yang sama wartawan lain yang sedang berada di lapangan juga akan mengetik berita di kolom yang
lain di halaman yang sama. Begitu pula fotografer akan mengerjakan sendiri tugasnya. Semua pekerjaan itu nantinya akan ‘bertemu” dalam bentuk lembaran layout yang siap cetak. Sistem yang menggunakan teknologi smart newspaper itu tergolong baru di Indonesia. Dengan sistem ini, semua kru redaksi mulai dari wartawan, n KE HALAMAN 11
surya/habibur rohman
PERTAMA - Tim Surya mendengarkan paparan instruktur Woodwing Malaysia (kiri) tentang editorial system yang diterapkan untuk Surya.