18 Tahun untuk Eksekutor Nasrudin...
Rp 1.000
ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: JL RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68-70 SIER SURABAYA 60293
●
—baca halaman 10
TELEPON (031) 8419000 ● www.surya.co.id
Karena Suporter Rusak Pekarangan Insiden Penembakan Pendukung Persikota TANGERANG – SURYA Polres Metro Tangerang Kota masih terus menyelidiki kasus kerusuhan yang diwarnai dengan aksi penembakan terhadap suporter Persikota Tangerang pada Selasa (22/12) lalu. Kasat Reskrim Polres Metro Tangerang
JAKARTA - SURYA Kendati Dahlan Iskan telah resmi dilantik oleh pemerintah menjadi Direktur Utama (Dirut) PT PLN, ■ KE HALAMAN 11
kontan/carolus agus
Petugas mengevakuasi korban yang masih hidup dari reruntuhan bangunan Pusat Grosir Metro Tanah Abang, Jakarta Pusat, Rabu (23/12).
KAMIS 24 DESEMBER 2009 NO. 43 TAHUN XXIV TERBIT 20 HALAMAN
Dahlan Jadi Dirut PLN, Ruangannya Disegel DILANTIK - Dirut PLN Dahlan Iskan (kiri) mendapat ucapan selamat dari Meneg BUMN Mustafa Abubakar usai pelantikan, Rabu (23/12).
TANAH ABANG RUNTUH
baca halaman 10
Kompol Budhi Herdi Susianto mengatakan, penyelidikan dilakukan terutama untuk mencari tahu pelaku penembakan yang mengakibatkan empat suporter Persikota mengalami luka tembak di dada dan leher. ■ KE HALAMAN 11
Bupati Madiun Ditusuk Warga Dua Kali di Bagian Perut Pelaku Kecewa Pidato Bupati Anjing Raksasa Sebesar Kuda
Dirantai,Tubuh Ahmad Terbakar
MADIUN - SURYA ACARA dialog dengan warga yang dilakukan bupati dan jajaran pejabat Pemkab Madiun berakhir heboh. Sebab, usai acara, Bupati Madiun Muhtarom ditusuk oleh salah-satu warga, yang membuat bupati mengalami luka berdarah dan memar pada perutnya.
KEDIRI – SURYA Kebakaran tragis menimpa keluarga Hafid, 50, warga Dusun Santren, Desa Jajar, Kecamatan Papar, Kabupaten Kediri, Rabu (23/12) siang. Tidak hanya memusnahkan rumah, tapi keluarga buruh tani ini juga mendapati kondisi anaknya, Ahmad Badaruzaman, 25, terbakar dan harus dilarikan ke RSUD Kertosono. Anak pertama pasangan Hafid dan Sihmin, 47, itu kini dalam kondisi kritis. Hampir sekujur tubuhnya terbakar. “Kalau melihat kondisinya, kasihan, mas” ucap Suyono, paman Ahmad. Dokter yang menangani korban di RSUD Kertosono, dr Yunike, menjelaskan bahwa kondisi luka bakarnya mencapai 90 persen. “Kondisinya sangat parah. Sekujur tubuhnya terbakar, bahkan separo wajahnya juga terbakar,” kata Yunike. Yang tragis, Ahmad menjadi korban kebakaran saat dirinya terjebak api di dalam rumah. Pemuda lulusan Madrasah Tsanawiyah (MTs atau setingkat SMP) ini tak bisa berbuat apa-apa selain meronta-ronta kesakitan, karena saat api menjilat-jilat rumahnya, pemuda ini masih dalam kondisi dipasung di ruang dapur dengan dua tangan dirantai.
Insiden penusukan itu kontan menggegerkan warga dan para pejabat yang hadir di acara yang diadakan di lapangan Desa Kincangwetan, Kecamatan Jiwan, Kabupaten Madiun. Acara dialog dalam rangkaian Bakti Sosial Terpadu (BST) itu berlangsung Selasa (22/12) sekitar pukul 23.15 WIB, dan dimeriahkan dengan hiburan oleh pelawak Kirun. Tersangka pelaku penusukan adalah seorang warga RT 60, RW 10, Desa Kincangwetan, Kecamatan Jiwan, Kabupaten Madiun, Yunus Trianto alias Yuyun. Yunus, 31, secara tiba-tiba menusuk perut Bupati Madiun menggunakan sebuah obeng yang berujung cukup tajam. Aksi percobaan pembunuhan itu dipicu oleh kekecewaan tersangka terhadap pernyataan yang disampaikan bupati dalam dialog tersebut. Dengan agak longgarnya pengamanan
■ KE HALAMAN 11
■ KE HALAMAN 11
Tuhan Itu Baik Rm A Luluk Widyawan Pr Ketua Komisi Pengembangan Sosial Ekonomi Keuskupan Surabaya
dailylife.com
RAKSASA - Anjing jenis Blue Great Dane bernama George milik David Nasser warga di Tuscon, Arizona, AS ini benar-benar raksasa. David terlihat kecil saat duduk berdampingan dengan anjing raksasa sepanjang 2,2 meter dan tinggi badan 1,09 meter.
Natal tahun ini istimewa. Setelah melewati masa-masa kelabu dengan krisis ekonomi, teroris, serta berbagai kasus korupsi, memudarnya kepercayaan pada lembaga resmi, saatnya menarik diri sejenak.
Pemiliknya Bingung Sendiri antara/fikri ali
surya/sudarmawan
BUPATI DITUSUK - Bupati Madiun, H Muhtarom SSos memperlihatkan perut bekas tusukan obeng yang dilakukan seorang laki-laki, Yunus Trianto alias Yuyun (kanan) warga Jiwan Madiun, Rabu (23/12).
KRONOLOGI Selasa (22/12) PENUSUKAN BUPATI MUHTAROM
TUSCON – SURYA Penggemar anjing tentu akan sangat bangga kalau anjing peliharaannya memiliki kelebihan dan keunikan. Demikian pula bagi David Nasser yang tinggal di Tuscon, Arizona, Amerika Serikat. Nasser, memelihara anjing jenis Blue Great Dane. Anjing berwana abu-abu tembaga ini
diberi nama George. Yang cukup istimewa adalah ukuran tubuh George yang superbesar. George memiliki panjang 2,2 meter dan jika ia berdiri dengan keempat kakinya, tingginya mencapai 1,09 meter. Bobot George sekitar 111 kilogram. ■ KE HALAMAN 11
M
BESAR - Perbandingan kaki anjing dan tangan David
1 Pukul 23.00:
Bupati Madiun dan Wakilnya, serta jajaran pimpinan DPRD Kabupaten Madiun menggelar dialog dengan warga Desa Kincangwetan, Kecamatan Jiwan.
ENARIK diri bukan berarti menghapus ingatan tentang ketidakberesan di luar sana. Bukan berarti lupa pada korban lumpur Lapindo dan anak-anak yang makin tak mendapat perhatian. Juga bukan berarti lupa pada ‘keadilan’ yang ditimpakan pada dua petani di Kediri yang dituduh mencuri semangka. ■ KE HALAMAN 11
Di Tengah Polemik Bank Century
Deputi Gubernur BI Terserang Stroke
2 Jawaban-jawaban bupati dalam
dialog itu tak memuaskan dan dianggap berlebihan oleh salahseorang warga, Yunus Trianto, 31. 3 Yunus pulang dan kembali
dengan membawa obeng tajam.
4 5 Yunus langsung Pukul 23.15: diringkus warga Usai acara , saat bersalaman dengan warga, Yunus dan para pejabat menyeruak dan menusukkan obeng ke perut bupati. di dekat bupati, Sekali mengenai sabuk bupati dan kedua mengenai kemudian dibawa perut sebelah kanan sejajar dengan pusar. ke Polres Madiun. grafis:surya/yusuf
Polemik Bank Century ikut menyeret nama Siti Chalimah Fadjriah, Deputi Gubernur Bank Indonesia (BI) bidang Pengawasan Perbankan. Namanya disebut-sebut oleh mantan Deputi Senior Gubernur BI Miranda S Gultom saat diperiksa oleh Pansus Bank Century DPR, Selasa (22/12) lalu. Karena kasus itu pula, kini kondisi kesehatan Siti Fadjriah menurun.
YOGI GUSTAMAN, HASANUDDIN ACO JAKARTA
D
UA pemuda asyik berbincang di kafe, satu meja dengan Tole yang lagi santai. “Tahu banjir yang menenggelamkan kampung sebelah,” kata pemuda berbaju hitam. Si pemuda berbaju biru menjawab,”Tentu saja tahu, beritanya kan disiarkan ke mana-mana.” Kata pemuda berbaju hitam, ”Kemarin, kami sempat menyelamatkan sebuah keluarga, seorang nenek, cucunya gadis masih SMA yang cantik, dan sejumlah perhiasannya. Nah, kami berhasil membawa cucunya dan perhiasan itu.” Pemuda berbaju biru menukas,”Bagaimana dengan si nenek.” Pemuda berbaju hitam menyahut,”Kamu mau to.” ■ Cak Sur
P
erhatian kini tertuju pada Siti Fadjriah. Perempuan kelahiran Temanggung, Jawa Tengah, 58 tahun lalu itu kini ‘menghilang‘. Sejak kasus Century bergulir, ibu tiga anak ini tak pernah muncul. Kabarnya, Siti mengalami sakit stroke berat sejak kasus Century mulai menggelinding. “(Siti Fadjriah) Masih dalam proses pemulihan kesehatan,” kata Direktur Direktorat Perencanaan Strategis dan Hubungan Masyarakat BI, Dyah NK Makhijani kepada persdanetwork, Rabu (23/12). Siti dikabarkan mulai masuk rojinulis.blogspot.com
■ KE HALAMAN 11
Menolong Orang
Siti Chalimah Fadjriah
TIDAK TERBIT Bertepatan dengan Hari Natal 25 Desember 2009 yang ditetapkan sebagai hari libur nasional, maka Harian Surya tidak terbit pada hari Jumat (25/12). Selanjutnya, Surya akan terbit kembali seperti biasa pada hari Sabtu (26/12). Demikian, harap para pembaca dan pemasang iklan maklum. Penerbit