SURYA, 16 Agustus 2009

Page 1

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 01

DIUNTUNGKAN Di album perdananya Intan Ayu mengaku didukung penuh oleh Banyu Biru, mantan pacar Rianti Cartwright. — baca halaman 20

Rp 1.000 16 AGUSTUS 2009

TERBIT 20 HALAMAN NO. 270 TAHUN XXIII

kapanlagi.com

Membeli Bensin tapi Keluar Solar, SPBU Digeruduk

Jendela Gulai Kepala Ikan Bagian kepala ikan ini acapkali lepas dari santapan nan lezat. Namun di tangan chef Subardi, kepala ikan bisa menjadi luar biasa lezatnya.

TEGAL - SURYA Ratusan pemilik sepeda motor di Kota Tegal, Jateng, dan sekitarnya menggeruduk Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Dedy Jaya No 4452117 di Jl Hang Tuah, Tegal, Sabtu (15/8) siang. Pasalnya, setelah mengisi bahan bakar di pom bensin tersebut sepeda motor mereka macet. Suasana sempat tegang karena beberapa di antara mereka yang jengkel itu berteriak-teriak mengancam akan membakar SPBU Dedy Jaya. Namun aksi tersebut tak sampai berubah menjadi anarkhi karena sejumlah polisi yang dipimpin Kapolresta Tegal, AKBP Drs Ahmad Husni, segera tiba di lokasi kejadian. Salah seorang pemilik sepeda motor, Sumarno, 54, warga Debong Kulon, Kecamatan Tegal Selatan, mengaku membeli bensin seharga Rp 10.000. Setelah

Halaman 13

surya/bib

Jurus Membunuh Virus Begitu banyak virus yang ditebar di jagat maya. Banyak jurus ditawarkan untuk membasminya, bahkan tanpa antivirus sama sekali!

JANET E STEELE, jsteele@rad.net.id

Byron Bay Hai, Kadang-kadang, kita masuk sebuah dunia kecil yang ajaib dan istimewa. Bisa terjadi di mana-mana, tetapi bagi saya akhir-akhir ini terjadi di Festival Penulis Byron Bay Australia.

H

ARUS diakui saya diundang ke festival itu akibat “nepotisme.” Oktober lalu, saya menjadi salah satu moderator atau pembicara di Ubud Readers and Writers Festival di Bali. Di sana saya bertemu Chris dan Jeni, dua orang Australia yang menyelenggarakan Byron Bay Writers Festival. Saya suka mereka, dan bertanya bisakah saya ikut festival Byron Bay sebagai pembicara juga. Mereka setuju. ■ KE HALAMAN 11

Shahrukh Khan

Nama Muslim, Ditahan Imigrasi AS

B

INTANG Bollywood India, Shahrukh Khan, ditahan petugas Imigrasi Amerika Serikat (AS), di Bandara Newark, New Jersey, Sabtu (15/8). Khan ditahan lantaran namanya Muslim. Menurut kantor berita AFP, di bandara Khan ditanyai pihak imigrasi terkait tujuan kedatangannya ke AS. Namun dia dibebaskan 2 jam kemudian, setelah pihak Kedutaan Besar (Kedubes) ■ KE

HALAMAN 11

picassa web

Lomba Ngemut Kerupuk

EKA! MERD

Tak Dinafkahi Lahir Batin MU vs Birmingham Selama Tiga Bulan Start Tiga Poin

CIREBON – SURYA CHOLIFAH Sari, 29, istri Saifudin Jaelani alias Saifudin Zuhri, perekrut teroris bom bunuh diri di Hotel JW Marriott dan Ritz Carlton Jakarta, ternyata tidak dinafkahi lahir batin selama tiga bulan oleh suaminya. Cholifah pun purik (ngambek) dan terpaksa minggat ke rumah orangtuanya di Kelurahan Perbutulan, Kecamatan Sumber, Kabupaten Cirebon. Berdasarkan cerita dan pengakuan Juli, 22, adik Cholifah Sari, kakak perempuannya itu baru saja pulang dari Bogor, tiga hari yang lalu, setelah tidak ada kabar dari suaminya selama tujuh bulan. Ironisnya, selama tiga bulan terakhir, Cholifah yang dinikahi Saifudin sekitar 10 tahun lalu, tidak dinafkahi. Akibatnya, dia hanya bertahan dengan bahan makanan yang

ada atau menjual barangbarang yang dimiliki. “Kakak saya nekat pulang karena sudah tidak punya uang lagi. Apalagi anakanaknya, sering sakit-sakitan. Gantian, kadang yang kecil, setelah itu yang besar,” ujar Juli, Sabtu (15/8), di rumah orangtuanya di Kelurahan Perbutulan, Kabupaten Cirebon. Selama tiga bulan itu juga, Saifudin tak pernah mengabari keberadaannya, apalagi memberi ■ KE HALAMAN 11

Bocah 3 Tahun Punya SIM

MANCHESTER – SURYA Musim ini, publik Old Trafford tidak akan lagi menyaksikan aksi memukau Cristiano Ronaldo menyisir dari sektor sayap. Tetapi tanpa peran Ronaldo, Sir Alex Ferguson tetap tidak ragu melontarkan target meraih trofi keempat beruntun atau trofi ke-19 yang akan menjadikan The Red Devils klub peraih gelar terbanyak sepanjang sejarah Premiership Inggris. Pembuktian awal akan tersaji malam nanti saat MU meladeni tim lama yang musim ini kembali promosi ke Premiership, Birmingham City pada pekan perdana Premiership 2009/10, Minggu (16/8). Hanya kemenangan yang akan membuat fans MU yakin tim kesayangan mereka masih punya peluang besar meraih trofi, meski tanpa Ronaldo. “Tidak bisa dibantah, Cristiano pemain yang bisa menciptakan perbedaan. Kami akan merindukan Ronaldo, tetapi kami masih punya pemain

Darren Fletcher dan Nani

■ KE HALAMAN 11

ap/shang tan

NEW DELHI – SURYA Seorang pengendara sepeda motor alias biker cilik dari India, Azeem Khan, 3, berhasil memperoleh Surat Izin Mengemudi (SIM) untuk sepeda motor. Hal ini terjadi setelah hakim pengadilan setempat mengabulkan permohonan Azeem. Menurut Ananova.com, Jumat (14/8), bocah tersebut berhasil membuktikan dirinya mampu mengendalikan de-

ngan baik sepeda motor lakilaki jenis Royal Enfield Bullet milik ayahnya, Shantanu. Sebelumnya sepeda motor itu telah dimodifikasi oleh Shantanu, sehingga Azeem cukup aman mengendarainya. Motor tersebut dapat dikendalikan oleh Azeem, meski kaki sang bocah belum bisa menjangkau tanah. “Saya

IT E

Ferdinand

Carrick

Barbatov Jerome

O' Shea

D

Pertemuan Terakhir 1/1/2008 Liga Premier : MU (1) - Birmingham (0)

Tosic

Evans

19.30 WIB

H ES T NC

UN

Foster

AORA Minggu (16/8)

Evra

Gibson Valencia Pelatih: Sir Alex Ferguson - (4-4-2)

Rooney Phillips B Ferguson S Larsson

Carr Bowyer

Carsley

D Johnson

Queudrue Pamaby

Pelatih: Alex McLeish - (4-4-1-1)

Hart

Rekor Pertemuan MU : 41 Imbang : 25 Birmingham : 24 grafis: surya/rendra

■ KE HALAMAN 11

Tilang Istri TNI, Polisi Luka Parah

TIDAK TERBIT Bertepatan dengan peringatan Hari Kemerdekaan RI, maka pada Hari Senin, 17 Agustus 2009, Harian Surya tidak terbit. Kami akan menyapa kembali pembaca pada Selasa, 18 Agustus 2009. Harap pembaca dan relasi maklum.

■ KE HALAMAN 11

Ditelantarkan Suami, Istri Teroris Minggat

ER

“K

AET cilik aku gak tau menang lomba 17-an mungsuh Pi’i. Saiki padha tuweke aku kudu menang,”jare Pendik nang Cak Sur. Pendik melok kuabeh lomba. Melok lomba neker, cik gak lugur, sendhoke diolet-oleti upa cik kelet. Menang! Pi’i gumun. Pendik mesthi nakalan. Opo maneh pas lomba gebuk bantal Pi’i njungkel. Gara-garane pas kate nggebuk Pendik mbisiki, “I, koen digoleki emakmu, dikongkon mulih.” Pas Pi’i noleh, Pendik nggebuk. Ceguuur... Pi’i lugur nang kali. Pi’i muring-muring bareng eling emake lunga kaet wingenane. Saiki lomba krupuk. Pi’i gak gelem kalah. “Cak Sur, timbangane panitia ngetokna dhuwik digawe tuku krupuk, tak jukukna ndhik warunge emakku.” Mesthi ae Cak Sur gelem. Lumayan entuk krupuk sak blek. Pendik kumat nakalane. Arek iku milih sing krupuke paling cilik cik sak emplokan entek. Pi’i wis apal. Bareng mulai, Pi’i langsung kraus-kraus ngentekna bageane. Pendik sing milih krupuk paling cilik misuh-misuh. Krupuke cilik merga kisut mlempem kathik tengik. Sampek lomba entek krupuke Pendik tetep kelet nang untu. ■

mobil bunuh diri yang terjadi dekat pintu masuk markas NATO di Kabul, ibu kota Afghanistan, Sabtu (15/8). Afghanistan, yang keamanan negaranya banyak dibantu pasukan asing, akan mengadakan pemilu presiden pada 20 Agustus nanti. Kelompok perlawanan Taliban, yang dinilai sebagai organisasi teroris, berupaya menggagalkan pemilu itu. Kemarin Taliban mengaku bertanggung jawab atas bom mobil bunuh diri. ■

LIVE

E-Mail dari Amerika

ap/musadeq sadeq

BOM TALIBAN - Anggota pasukan pakta pertahanan NATO (tengah) menjaga lokasi ledakan bom

MA

Halaman 19

ananova

UNJUK KEBOLEHAN - Azeem Khan, bocah usia 3 tahun, unjuk kebolehan mengemudikan sepeda motor milik ayahnya dihadapan warga sekitar rumahnya, di New Delhi, India.

JAKARTA - SURYA Gara-gara menilang pengendara sepeda motor tanpa pelat nomor, Ajun Inspektur Satu (Aiptu) Togar Tambunan, seorang polisi lalu lintas (polantas), luka parah dikeroyok belasan orang di Jalan Raya Fatmawati, Cilandak, Jakarta Selatan Jumat (14/8) malam. Hingga Sabtu (15/8) siang kemarin kondisi kesehatan korban semakin menurun dan masih menjalani perawatan intensif di RS Pusat Pertamina, Jakarta. Belakangan

diketahui para pengeroyok yang berjumlah 15-an orang itu adalah anggota TNI-Angkatan Darat (AD). Direktur Lalu Lintas (Dirlantas) Polda Metro Jaya, Kombes Condra Kirono ketika dihubungi wartawan kemarin siang menyatakan, pihaknya sangat prihatin dan menyayangkan penganiayaan itu terjadi. “Sampai sekarang korban masih luka parah dan kasusnya sudah ditangani Pomdam Jaya” kata Condro Kirono dengan nada kesal.

C M Y K

HARIAN SURYA

Menurut Condro, anggotanya sedang menjalankan tugas dalam rangka “Operasi Zebra Jaya”. Operasi ini dilakukan polisi dengan sasaran pelanggaran pengguna lalu lintas yang berpotensi menimbulkan kemacetan dan kecelakaan sekaligus meningkatkan kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas. Operasi berlangsung dari 11-20 Agustus 2009. Sumber di sekitar lokasi kejadian menyatakan, ■ KE HALAMAN 11

PAGE 01


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.