Jalan Sehat HUT Demokrat Ricuh... Rp 1.000
Baca halaman 2
Harga Langganan: Rp 29.000 / bulan Berlangganan/ Pengaduan/Sirkulasi: (031) 8479 555
SENIN, 10 OKTOBER 2011
NO. 311 TAHUN XXV, TERBIT 20 HALAMAN
KORAN REGIONAL NO. 1 DI JAWA TIMUR ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA
•TELEPON (031) 8419000 •www.surya.co.id
Jambret Keliru Bacok, Teman Tumbang
►Incar Perhiasan dan Ponsel ►Kota Malang Jadi Sasaran
TIMNAS SIAP HADANG QATAR
MALANG - SURYA WARGA Malang atau siapa saja yang akan pergi ke Malang perlu waspada. Sebab, jambret banyak berkeliaran di kota ini. Bukti gres terjadi Minggu (9/10). Dua jambret melukai tiga korban setelah merampas perhiasan seorang nenek.
HADAPI QATAR - Timnas Indonesia berlatih di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Minggu (9/10). Tim Indonesia akan menjamu tim Qatar pada lanjutan babak kualifikasi Piala Dunia 2014, Selasa (11/10). Berita di halaman 15.
Peristiwa tragis itu terjadi di Jl Tlogomas Gang 12, Kecamatan Lowokwaru, Malang, sekitar pukul 05.00 WIB, saat Ny Tuni (66) tengah minum kopi di teras rumah. Tanpa disadari, seorang pria berjaket kulit yang masih mengenakan helm teropong menghampirinya. Pria bertubuh gempal ini ■ KE HALAMAN 11
Jorge Lorenzo
Ingin Beristrikan Wanita Indonesia
D
I usia muda, Jorge Lorenzo sudah berprestasi dan bertabur ketenaran serta materi. Tentu, siapa wanita yang tidak mau bila menjadi pendamping hidupnya. Nah, harapan itu rupanya mulai ditebar pembalap muda yang juga juara dunia MotoGp 2010 ini saat berkunjung ke Bali sebagai duta Yamaha, Sabtu (8/10). ■ KE HALAMAN 11
kompas/yuniadhi agung
1.400 HEKTARE TANAH DI KALBAR HILANG
Malaysia Caplok Tanah RI JAKARTA - SURYA Hubungan Indonesia dan Malaysia sepertinya bakal memanas kembali. Ini setelah temuan Wakil Ketua Komisi I DPR RI, TB Hasanuddin, bahwa Malaysia kembali mencaplok sebagian wilayah Indonesia di Kalimantan Barat terus bergulir. Dalam pernyataan TB Hasanuddin beberapa hari lalu yang dikutip sejumlah media, disebutkan bahwa garis batas wilayah Indonesia dengan Malaysia di wilayah itu berubah. Pantauan dia di lapangan, patok batas kedua negara melengkung ke arah wilayah Indonesia. Akibatnya, kata Hasanuddin, Indonesia berpotensi kehilangan wilayah seluas 1.400 hektare tanah di Camar Bulan dan ■ KE HALAMAN 11
Wali Kota Perkenalkan Logo Ultah Surya
surya/ahmad zaimul haq
LOGO HUT - Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini membuka logo HUT ke-22 Harian Surya di ruang Redaksi, Minggu (9/10).
equator-news
ANCAMAN - Salah satu pantai di Dusun Camar Bulan yang kini diakui dalam wilayah kekuasaan Malaysia.
SURABAYA - SURYA Wali Kota Surabaya Tri Rismaharini kembali ikut merasakan kebahagiaan dengan seluruh keluarga besar Harian Surya. Kemarin, tepat sebulan menjelang hari ulang tahun ke-22 Harian Surya yang ■ KE HALAMAN 11
Duka Para Wanita Korban Penganiayaan dengan Siraman Air Keras (Bagian 3-Habis)
Semua Berharap Sembuh, tapi Tak Mampu Biayai Pengobatan Sudah tujuh bulan ini, Dian Indah Sari (27), tak lagi kontrol di RSU Dr Soetomo Surabaya, meski kondisi separuh wajah dan dadanya masih memerah akibat luka bakar siraman air keras. Kondisi ekonomi yang kurang beruntung membuat perempuan ini tak mampu melanjutkan pengobatan. IMAM HIDAYAT MOJOKERTO
R
UMAH gedung bercat kuning itu sepintas tampak megah. Lantai teras rumahnya berkeramik
cokelat, dipadu belasan bunga aneka warna, terlihat sangat serasi. Sebuah ayunan besi dengan dua tempat duduk berhadapan, menambah indah halaman rumah. Di sinilah Dian Indah Sari
tinggal. Bersama adik dan seorang anaknya yang masih berumur 3 tahun, Dian hidup di rumah milik ibunya, Nanik Endang (50). “Rumah ini sudah saya jaminkan ke bank (pinjam uang ke bank, red), untuk pengobatan Dian dulu,” ujar Ny Nanik, mengawali percakapan. Untuk mengembalikan pinjaman itu, saat ini, keluarga Ny Nanik harus mengangsur sekitar Rp 2,8 juta per bulannya. Sebagai satu-satunya tulang ■ KE HALAMAN 11
surya/imam hidayat
TAK MAMPU - Derita Dian Indah Sari (27) belum berhenti, selain sakit akibat siraman air keras, kini ia tak mampu berobat.