surya.co.id ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA TELEPON (031) 8419000 www.surya.co.id
EDISI SORE NO. 16 TAHUN I
•
•
SENIN, 16 JANUARI 2012
TERBIT 2 HALAMAN
Maldini ke PSG
■ Maldini Sudah di PSG
■ Akan Jadi Staf Pelatih PARIS, surya - BParis Saint-Germain Pelatih PSG, Carlo Ancelotti. (PSG) semakin ekspansif setelah dimiliki Bahkan Manajer Manchester United pengusaha kaya dari Qatar. Setelah (MU), Sir Alex Ferguson, rupanya pernah merekrut beberapa bintang dan Pelatih naksir berat dengan bek kiri legendaris Carlo Ancelotti, kini mereka berusaha AC Milan, Paolo Maldini. Namun, merekrut mantan pemain AC Milan, Paolo niatnya untuk mendatangkan Maldini Maldini.Maldini bahkan sudah berada di ke Old Trafford gagal karena dihadang Paris untuk menyaksikan pertandingan seseorang. PSG lawan Toulouse yang berakhir 3-1. Berbicara kepada Corriere dello Sport di Menurut Direktur Olahraga PSG, Leonardo, Roma, Fergie mengungkapkan kisah masa Maldini bersedia mempertimbangkan lalunya ketika berusaha mendatangkan menjadi staf pelatih membantu Ancelotti. Maldini ke MU. Setelah pensiun dari sepak bola, Maldini "Saya pernah menanyakan kepada beberapa kali menolak tawaran untuk ayah Maldini (Cesare Maldini) tentang mejadi staf pelatih. kemungkinan Namun, kini dia mendatangkan tergoda untuk bekerja Maldini sudah anaknya. Ia melihat di PSG. seolah-olah saya datang karena "Maldini sudah datang orang gila, dan dari penasaran. Apakah respons itu dapat karena penasaran. Apakah dia akan bergabung dia akan bergabung dimengerti bahwa dengan kami? Dia sudah dengan kami? Dia sudah dekat jawabannya pasti dekat dengan kami," jelas dengan kami". tidak," ungkap Fer Leonardo kepada Canal guson. Leronardo Football Club. Maldini adalah "visinya dalam sepak Direktur Olahraga PSG salah satu bek kiri bola sangat lengkap. terbaik sepanjang Saya tak mengatakan sejarah tim nasional bahwa dia akan bekerja dengan kami. Dia Italia. Ia memperkuat "Gli Azzurri" selama sangat santai menanggapi masa depannya. 14 tahun dengan koleksi 126 caps. Tapi, dia sudah dekat dengan kami," Maldini juga pemain yang loyal bersama tambahnya. klubnya. Ia tak pernah pindah dari Milan. Maldini tampil 647 kali bersama AC Total, pria yang kini berusia 43 tahun Milan selama 24 tahun karier sepak itu menyumbangkan 26 trofi untuk "I bolanya. Dia dikenal sangat dekat dengan Rossoneri".(kompas.com/footbal Italia)
istimewa
PaOLO MALDINI
Asti Ananta Sembunyikan Calon Suami jAKARTA, surya - Presenter cantik dan murah senyum Asti Ananta selama ini terlihat jomblo. Kemana-mana tidak ada pria yang mengikutinya. Ups, jangan salah, ternyata dia sudah punya jodoh lho. Hmm, siapa ya? Kisah asmara Asti Ananta memang penuh warna. Pernah menjalin hubungan dengan Yuliansyah, kini perempuan kelahiran Surabaya tersebut mengklaim bahwa jodohnya memang sudah ada, kendati belum menikah. "Saya sudah ditakdirkan punya jodoh sama Tuhan, tapi saya tidak mau menyebut," terang Asti kepada Tribunnews. com, di bilangan Kemang, Jakarta Selatan, kemarin. Prinsipnya kata Asti, sejak ia dilahirkan kedunia bahwa semua sudah diatur oleh Sang Pencipta tak lain adalah Jodoh. "Manusia itu ditakdirkan berpasangan, jadi saya ga mau pusing. Jadi saya sebut saja bahwa saya sudah punya jodoh," ucap perempuan kelahiran Semarang ini. Perihal siapa jodoh yang ia sebut, perempuan murah senyum ini enggan memberitahukan siapa-siapanya. Bahkan dengan kalem perempuan 168 cm ini hanya tersenyum ketika Tribunnews. com menanyakan kapan jodoh tersebut akan diperkenalkan. "Permasalahannya ini bahwa saat ini saya belum menikah saja kan, tapi kalo jodohnya mah udah ada," jawabnya. (tribunnews/ Andrian Salam)
surya/dok
asti ananta
Ribuan Petani Bawang Protes Impor Bawang
kompas.com
protes - Ribuan petani bawang turun ke jalan protes adanya bawang impor
brebes, surya - Petani bawang merah di Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, frustrasi karena harga bawang jatuh, kini berkisar Rp 2.000-Rp 2.500 per kilogram. Kerugian hingga 50 persen sudah berlangsung sejak enam bulan lalu. Untuk itu ribuan petani bawang merah dari Kabupaten Brebes dan Kabupaten Tegal (Jawa Tengah) serta Kabupaten Cirebon (Jawa Barat) berunjuk rasa di depan Pasar Bawang Klampok, di jalur pantai utara Klampok, Kecamatan Wanasari, Kabupaten Brebes, Senin (16/1). Mereka menuntut agar pemerintah pusat menghentikan impor bawang merah. Impor mengakibatkan harga bawang merah lokal anjlok hingga Rp 2.000 per kilogram hingga Rp 2.500 per
kilogram. Harga tersebut jauh di bawah titik impas biaya produksi, yaitu sekitar Rp 5.000 per kilogram. Harga rendah sudah berlangsung sekitar enam bulan terakhir. Ketua Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) Brebes, Juwari mengatakan, anjloknya harga bawang merah mengakibatkan petani miskin. Mereka kini tidak mampu membiayai sekolah anak, karena harus menanggung kerugian besar. Bahkan saat ini, banyak petani yang saat ini meminta keterangan miskin dari pemerintah desa. Impor bawang merah mengakibatkan melimpahnya pasokan sehingga harga bawang merah lokal anjlok. Impor, antara lain, dari China, Filipina, dan Thailand. Harga bawang merah impor
untuk konsumsi Rp 4.000 per kilogram (kg), sedangkan bibit bawang merah Rp 8.000 per kg. Kepala Badan Pelaksana Penyuluhan Pertanian, Perikanan, dan Kehutanan Kabupaten Tegal Toto Subandriyo mengatakan, impor bawang merah tidak bisa diatasi oleh pemerintah daerah. Pemda kewalahan membantu petani karena kebijakan tersebut merupakan kebijakan pemerintah pusat. ”Pemda juga bingung, tidak bisa berbuat apa-apa.” Dari data Asosiasi Bawang Merah Indonesia (ABMI) tercatat, impor bawang merah ke Indonesia 2011 meningkat tiga kali lipat dibandingkan dengan 2010. Pada 2011, volume impor bawang merah 150.000 ton, padahal tahun 2010 hanya 50.000 ton. (kompas.com)