Bajak Truk Susu untuk Bayar Utang...
Baca halaman 8 SENIN, 11 JULI 2011
NO. 325 TAHUN XXV, TERBIT 20 HALAMAN
Rp 1.000
KORAN REGIONAL NO. 1 DI JAWA TIMUR
Harga Langganan: Rp 29.000 / bulan Berlangganan/Pengaduan/ Sirkulasi: (031) 8479 555
latihan ekstrem Latihan fisik pasukan militer Rusia ini tergolong ekstrem. Betapa tidak, mereka harus menanduk tumpukan beton yang sebelumnya dibakar. Selain berisiko kepala benjol, rambut mereka juga bisa hangus terbakar. n bizz/sas
JA GA T
an eh -a ne h
ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA TELEPON (031) 8419000 www.surya.co.id
•
•
Dua Pelajar Tewas Terlindas Polisi
►Korban Jatuh Saat Asyik
Main Ponsel lalu Ditabrak
bojonegoro - SURYA Dua orang pelajar di Bojonegoro dan Tuban tewas setelah ditabrak kendaraan polisi. Di Bojonegoro, seorang pelajar tewas setelah dilindas truk Brimob, dan di Tuban seorang siswa SMP negeri juga tewas akibat ditabrak mobil sedan yang dikemudikan seorang anggota Polres Tuban, Sabtu (9/7) malam. Hasnan Habib Zaris Salahuddin, pelajar yang tinggal di Jl Dr Suharso Kota Bojonegoro tewas mengenaskan setelah tubuhnya terlindas truk dinas milik Detasemen C Sat Brimob Polda Jatim yang bermarkas di Bojonegoro. Kecelakaan lalu lintas yang menewaskan bocah berusia 12 tahun tersebut terjadi di Jl Dr Cipto di Desa Mojokampung, Kecamatan Kota,
TARIK MOBIL BERPENUMPANG ENAM ORANG
Samson Porong Unjuk Gigi
Bojonegoro. Tempat sekolah Hasnan belum bisa dipastikan, namun berdasarkan data Polres Bojonegoro, bocah itu berstatus pelajar. Menurut sejumlah saksi, kecelakaan maut itu berawal saat Hasnan mengendarai sepeda pancal sambil bermain ponsel. Karena kurang memerhatikan n KE HALAMAN 11 surya/anas miftakudin
sidoarjo - Surya Usia Nur Muhammad Romadhon Sunarbianto memang baru 10 tahun. Namun soal kemampuan fisiknya, jangan diragukan. Bocah yang kini duduk di bangku kelas V SDN Gedang II, Kecamatan Porong ini punya kekuatan bagaikan Samson.
warta kota/chi
Di usianya yang masih sangat muda itu, Anto, demikian ia biasa dipanggil, mampu menarik sebuah mobil jenis sedan berpenumpang enam orang. Aksi luar biasa itu ditunjukkannya secara terbuka di halaman sekolah SDN setempat, Minggu (10/7) sekitar pukul 10.00 WIB. Aksi yang dilakukan anak ketiga pa-
cordoba - Surya Bermain di bawah tekanan besar sepertinya tak menyurutkan optimisme Argentina untuk merebut kemenangan. Argentina akan bangkit dan lolos ke perempat final. Itulah pernyataan tegas penyerang Argentina, Lionel Messi, menjelang negaranya melakoni partai penentuan Grup A Copa Amerika 2011 melawan Kosta Rika di Estadio Mario Alberto Kempes, Senin (11/7) atau Selasa (12/7) pagi waktu Indonesia. Dengan status menjadi tuan rumah, Argentina memang melakukan start buruk, dengan seri dua kali dan tampil bak tim yang tak siap mengakhiri dahaga gelar selama dua dekade. Karena itu, menghadapi
Sopir Lelah, 2 Warga Surabaya Tewas di Tol lah Benny Sunarto (69), warga Kenjeran, Surabaya dan Prayitno Subakti (52), warga Sido Kare Asri Candi, Sidoarjo. Sementara Sunaryo (63), warga Gubeng, Surabaya, meninggal di Rumah Sakit Karya Husada, Jl Ahmad Yani, Cikampek. Tiga penumpang lainnya yang mengalami luka berat
900 Pelari Pakai Baju Dalam Sumbang Riset Kanker
●
Maaf Pendopo Kabupaten Probolinggo Tak Dijual
●
Azhari Bersaudara Buka Resto Menu Arab
gresiK - Surya Arif Setyawan warga Jl Dr Soetomo Gresik, Kecamatan/Kabupaten Gresik, dikabarkan hilang di Telaga Ngipik sejak Senin (20/6). Sebanyak 20 personel, termasuk 6 penyelam, sudah dikerahkan untuk mengaduk-aduk telaga itu, namun Arif tidak juga ditemukan. n KE HALAMAN 11
n KE HALAMAN 11
Mendadak Selebriti, Ketua PSSI Masih Kikuk ► Waria Malang Rayakan Duet Djohar-Farid
n KE HALAMAN 11
●
n KE HALAMAN 11
SAMSON PORONG - Nur Muhammad Romadhon Sunarbianto ‘Samson’ cilik saat pamer kekuatan giginya menarik sedan berpenumpang enam temannya di SDN Gedang II, Porong, Sidoarjo, Minggu (10/7).
Messi: Argentina Lolos! Modus Baru Penipuan, Akting Mati Tenggelam
RINGSEK - Mobil Toyota Kijang Nopol L 1752 OB ringsek bagian depan setelah menabrak bagian belakang truk, Minggu (10/7).
bekasi - Surya Tiga penumpang Toyota Kijang tewas dalam insiden kecelakaan yang terjadi di Jalan Tol Jakarta — kampek Kilometer 69 di wilayah Kecamatan Klari, Kabupaten Karawang, Minggu (10/7) pukul 04.30 WIB. Tiga orang penumpang lainnya mengalami luka berat. Korban yang langsung meninggal di lokasi kejadian ada-
sangan Jhon Subianto (50) dan Ny Ninik Sumarli (46) ini tak pelak memantik kekaguman warga setempat. Maklum, bocah berbobot 73 kg dengan tinggi badan 152 cm itu ternyata menarik mobil tersebut dengan giginya.
antara/andika betha
UNTUK KETUA - Suporter dari berbagai kelompok merayakan ketua baru PSSI di Gladak, Solo, Sabtu (9/7).
solo - Surya Mungkin mulai sekarang duet pemimpin baru Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI), Djohar Arifin Husein dan Farid Rahman harus bersiap-siap menghadapi banyak wartawan. Maklum, urusan sepak bola di Indonesia menyedot perhatian sebagian besar masyarakat yang rata-rata gila bola. Setidaknya perhatian besar kepada keduanya n KE HALAMAN 11
foto/grafis: surya/sugiono/yusuf