Surya Edisi 14 September 2011

Page 1

Laporkan Pungli, Guru Diancam Dibunuh...

Baca halaman 8

Eksplorasi Kuku

tubuh manusia bukan cuma tato atau tindik. Kuku, meski menggunakan yang palsu, bisa juga menjadi karya seni yang spektakuler. Seni ini bisa dilihat dalam Nailphilia Exhibition di London Inggris. n dm/sas

RABU, 14 SEPTEMBER 2011

Rp 1.000

NO. 385 TAHUN XXV, TERBIT 20 HALAMAN

Harga Langganan: Rp 29.000 / bulan Berlangganan/Pengaduan/ Sirkulasi: (031) 8479 555

KORAN REGIONAL NO. 1 DI JAWA TIMUR ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA

JA GA T

an eh -a ne Seni dengan media h

•TELEPON (031) 8419000 •www.surya.co.id

Gubernur : Sumber Kencono Harus Tutup

► Surati Menhub Minta Cabut Semua Trayek

Leila Lopes Buktikan Hitam Itu Cantik

surabaya - SURYA Gubernur Jawa Timur Soekarwo dibuat geregetan dengan banyaknya korban jiwa akibat kecelakaan yang melibatkan bus PO Sumber Kencono. Orang nomor satu di Jatim itu pun langsung mengirim surat kepada pemerintah pusat agar mencabut seluruh izin operasional PO Sumber Kencono. Menurut Soekarwo ini pertama kali seorang gubernur meminta pemerintah pusat mencabut izin operasional sebuah PO bus.

Pakde Karwo Gertak Sambal?

ina, Olesya Stefanko. Kemenangan itu membuat Lopes semakin optimistis bisa semakin lebih banyak membantu rakyat di negaranya n KE HALAMAN 11

benfica vs manchester united

Menunggu Taktik Jitu Ferguson LISABON – SURYA Manchester United (MU) sepertinya bakal punya ‘masalah’ saat melawat ke kandang Benfica, di Liga Champions, Kamis (15/9) dini hari nanti. Tim berjuluk Setan Merah ini dihadapkan dengan jadwal yang padat, mengingat hanya empat hari setelah laga ini, lawan kelas berat Chelsea akan bertamu ke Old Trafford. Bila sudah habis-habisan di Estadio de Luz (kandang Benfica) di Lisabon, MU dipastikan akan habis betulan di akhir pekan nanti. Tapi beruntunglah bagi MU, karena mereka punya pelatih seperti Sir Alex Ferguson. Pelatih yang satu ini dikenal sangat piawai mencari solusi untuk survive dari jadwal yang padat. n KE HALAMAN 11

ap/andre pernner

RATU HITAM - Miss Angola Leila Lopes terpilih sebagai Miss Universe 2011 yang berlangsung di Sao Paulo, Brasil, Senin (12/9). Foto kanan: Penampilan Nadine Alexandra setelah gagal masuk 16 besar.

Asrama Haji Siapkan Kamar Khusus Pejabat ► Buat Pejabat Setingkat Muspida SURABAYA - Surya Meskipun nantinya sama-sama menjadi tamu Allah di tanah suci Makkah, namun saat menginap di Asrama Haji Sukolilo Surabaya, para pejabat akan mendapat perlakuan istimewa. Mereka akan beristirahat di kamar khusus yang dirancang seperti di hotel. n KE HALAMAN 11

Emerson

Kamis (15/9)) 01.30 WIB

Garay

Artur

Pereira

Luisao Witsel

Aimar

NC

H E STE R

Perdebatan tentang perlu/tidaknya pencabutan izin usaha perusahaan otobus (PO) Sumber Kencono (SK) selalu hangat setiap kali baru terjadi kecelakaan lalu lintas (lantas) yang melibatkan bus dari perusahaan tersebut. Hari-hari ini, misalnya, sejumlah pihak Taufik Zuhdi mendesak agar izin operasi/usaha PO itu Wartawan Surya dicabut. Ini menyusul terjadinya kecelakaan di jalan by pass Mojokerto, Senin (12/9), ketika SK bertabrakan dengan sebuah minibus Elf sewaan, yang menewaskan 20 orang. Tapi, seperti di masa lalu, jangan-jangan sepekan sesudah itu perdebatan menyurut dan orang kemudian lupa seolah tak terjadi apa-apa, sampai kemudian kaget kembali ketika terjadi kecelakaan lagi. Yang ikut `meramaikan` desakan pencabutan izin operasi/usaha Sumber Kencono, salah-satunya adalah Gubernur Jatim Soekarwo. Karena geregetan dengan catatan kecelakaan yang melibatkan SK, kemarin Pake Karwo kembali mengeluarkan pernyataan agar izin operasi PO

Gadis manis dari Angola itu berhasil menyisihkan 88 peserta lainnya, termasuk Nadine Alexandra (peserta Indonesia) yang gagal masuk 16 besar. Lopes sempat diragukan bisa mengalahkan pesaing beratnya, yakni kontestan Ukra-

MA

n KE HALAMAN 11

SAO Paulo - Surya Setelah melewati perjuangan panjang dan melelahkan, Leila Lopes (25) akhirnya berhasil menyandang predikat Miss Universe 2011 dalam kontes yang digelar di Sao Paulo, Brasil, Senin (12/9).

LIVE

Pernyataan Pakde Karwo (panggilan Soekarwo) itu disampaikannya sehari setelah kecelakaan maut di Jalan Raya By Pass Mojokerto antara bus Sumber Kencono dengan sebuah minibus yang menewaskan 20 orang, Senin (12/9) dinihari. “Jadi dalam surat yang saya tandatangani, kita minta yang dievaluasi tak hanya trayeknya saja, organisasi yang menyelenggarakan bus Sumber Kencono juga harus dievaluasi,” tegasnya, usai sidang paripurna di Gedung DPRD Jatim, Selasa (13/9). Surat itu dikirimkan kepada Menteri Perhubungan dan Dirjen Perhubungan Darat. Menurut Soekarwo, langkah terobosan itu perlu diambil, karena berdasarkan undang-undang dan peraturan yang ada, celah untuk mencabut seluruh izin operasional perusahaan otobus (PO) hampir tak ada. Tiap terjadi kecelakaan bus, yang dapat dilakukan pemerintah hanya sebatas mencabut atau membekukan izin trayek bus yang mengalami kecelakaan itu saja. Sementara PO masih bisa dengan bebas mengoperasionalkan armada lain yang dimiliki.

Gaitan

Garcia Cardozo Hernandez

Nolito Berbatov

Park

UN

ITED

Fletcher Jones Smalling

Carrick

Giggs

Benfica

(4-1-2-3)

Pelatih : Jorge Jesus

Fabio

Evans

De Gea

(4-3-2-1)

Sir Alex Ferguson

MU

grafis: surya/rendra

n KE HALAMAN 11

Menumpang Bus Sumber Kencono 24 jam Setelah Kecelakaan (1)

surya/sugiharto

PENGARAHAN - Kapolda Jatim Irjen Pol Hadiatmoko bersama Pangdam Mayjen TNI Gatot Nurmantyo saat di terminal pelabuhan Tanjung Perak, Selasa (13/9).

Sopir Malas Narik, Penumpang Cari Bus Lain SMS Jihad Marak, Pintu Keluar Jatim Dijaga Ketat surya/sugiharto

BEROPERASI - Bus Sumber Kencono jurusan SurabayaJogjakarta di terminal pemberangkatan Purabaya, Selasa (13/9).

Kecelakaan di By Pass Mojokerto sangat memukul armada bus Sumber Kencono. Senin malam, banyak sopir yang memilih beristirahat ketimbang beroperasi mengangkut penumpang. Akibatnya bus itu pun mendadak menjadi langka.

Adrianus Adhi N Surabaya

J

arum jam di ruang tunggu Terminal Purabaya (Bungurasih) sudah menunjukkan angka satu, tanda hari telah berganti pagi. Sudah satu jam saya berada di kursi itu, tapi tak seperti biasanya, Selasa (13/9) dinihari kemarin, apa yang saya tunggutunggu belum juga muncul. Tak ada satupun bus Sumber Ken-

cono terlihat di sana. Padahal bus-bus lainnya, seperti PO Mira dan Eka yang melayani penumpang dengan rute serupa tujuan Surabaya - Jogja sudah datang silih berganti. "Bus (Sumber Kencono) terakhir sudah berangkat pukul 24.00 WIB tadi, mas. Sepi," tutur Arif, seorang pedagang kaki lima yang mangkal di Purabaya, menyapa saya.

surabaya - Surya Kepolisian Daerah Jawa Timur kini tengah memburu penyebar pesan singkat (SMS) yang berisi ajakan provokatif untuk pergi ke Ambon pascakerusuhan. Ajakan untuk berjihad tersebut dinilai telah meresahkan masyarakat dan tidak dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya. "Kami akan menelusuri dan mencari tahu siapa

n KE HALAMAN 11

n KE HALAMAN 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Surya Edisi 14 September 2011 by Harian SURYA - Issuu