Cemburu PSK, Minum Racun Hama...
Baca halaman 8
SAKIT DAN MALU
Seorang anggota Household Cavalry jatuh setelah dilemparkan kudanya dalam latihan di Hyde Park, London, Jumat (15/4). Selain sakit pantatnya, prajurit ini juga pasti malu. ■ dm/sas
SENIN, 18 APRIL 2011 NO. 245 TAHUN XXV, TERBIT 20 HALAMAN
Rp 1.000
JA GA T
an eh -a ne h
BERLANGGANAN Rp 29.000 / bulan (031) 8479 555
ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA TELEPON (031) 8419000 www.surya.co.id
KORAN REGIONAL NO. 1 DI JAWA TIMUR
•
•
Tiba-tiba Hujan Batu, 9 Tewas ► Tebing Cadas 200 Meter Longsor ► 8 Orang Lainnya Luka Berat-Kritis
MALANG - SURYA NIAT mulia membantu tetangga yang akan menggelar pesta pernikahan berakhir tragis. Sedikitnya 24 warga Dusun Klangon dan Dusun Sedawun, Desa Pandansari, Kecamatan Ngantang, Kabupaten Malang gotong royong mencari kayu di hutan dan sungai sekitar dusun itu. Tiba-tiba tebing setinggi 200 meter longsor mengubur tubuh mereka.
Ke Blitar
Peristiwa longsornya tebing di tepi Sungai Nambaan yang terjadi pada Minggu (17/4) sekitar pukul 12.00 WIB itu pun menelan banyak korban. Hingga tadi malam tercatat sembilan orang tewas, sedangkan delapan lainnya luka berat dan kritis. Korban tewas adalah Suwadi (25); Suwoko (43); Sugianto (41); Ali Priyo Subatin (42); Dirham Nur Abidin (32); dan Ponimin (30), keenamnya warga AMPEL GADING Dusun Sedawun. Korban tewas berikutnya adalah Misdiono (44); Kasno (21); dan Mulyono (30), ketiganya warga Dusun Klangon. Sedangkan korban luka berat adalah Raun (53); Ponari (36); Agung (13); Suwono (55); Slamet Wahyudi (41); Nurianto (20); dan Slamet Riyanto (21), ketujuhnya merupakan warga Dusun Sedawun, serta Lukman (11), warga
KORBAN Suasana tanah longsor di Bukit Nambaan, Desa Pandansari, Ngantang, Kabupaten Malang yang menewaskan 9 orang tewas, Minggu (17/4). Foto bawah: Petugas mengevakuasi jenazah korban longsor.
■ KE HALAMAN 11
Acara Nikahan Berseling Tahlilan
Y
ANG paling terpukul oleh tragedi longsor Bukit Nambaan, Dusun Klangon, Desa Pandansari, Kecamatan Ngantang, Kabupaten Malang, adalah Sutomo. Pasalnya, para korban tewas
DADA KAPOLRES DIBELAH
■ KE HALAMAN 11
► Tarif Satu Mata Pelajaran Rp 30.000 - Rp 75.000 SURABAYA - SURYA Ancaman Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) M Nuh yang akan mendiskualifikasi hasil tes siswa yang berbuat curang dalam ujian nasional (Unas) rupanya belum efektif menekan para peserta didik untuk berbuat jujur dalam mendapatkan penilaian hasil Unas. Yang terjadi, justru
KELUARKAN CUILAN BOM DARI JANTUNG
dan luka berat akibat longsor tersebut adalah warga yang bergotong-royong mencarikan kayu bakar untuk rencana pesta pernikahan yang akan
Sekolah Jual Nilai untuk Mengatrol Kelulusan akibat besarnya kekhawatiran sekolah akan banyak anak didik mereka yang tidak lulus dengan sistem penilaian yang baru, membuat pengelola sekolah ikut ‘bermain’. Kabar terbaru yang beredar di Surabaya, ada sejumlah pengelola sekolah yang ■ KE HALAMAN 11
tribun jabar
OPERASI - Kapolres Cirebon AKBP Herukoco saat dirawat di RS Pertamina Cirebon.
surya/ahmad zaimul haq
JAKARTA - SURYA Kepala Kepolisian Resort Kota Cirebon AKBP Herukoco, meski keadaannya membaik setelah menjadi korban serangan bom, harus dibelah dadanya untuk mengeluarkan mur bagian bom yang menancap di jantungnya. Herukoco merupakan korban luka terparah bom bunuh diri yang diledakkan di Masjid Al
Chris John Tak Punya Pukulan Mematikan JAKARTA - SURYA Tekad juara dunia tinju kelas bulu (57,1 kg) versi badan tinju WBA, Chris John merobohkan penantangnya, Daud Yordan sebelum ronde kelima atau hingga ronde kesepuluh pada pertarungan di Arena PRJ Kemayoran Jakarta, Minggu (17/4) malam gagal terwujud. Chris John hanya mampu menang angka mutlak. Hakim pertama memberi penilaian 116-112 untuk Chris John, hakim kedua juga dengan nilai sama 116-112 dan hakim ketiga, 117-111 untuk Chris John. Ini membuktikan Chris John tidak ■ KE HALAMAN 11
SOAL UNAS - Petugas menyiapkan soal Unas saat akan didistribusikan di Mapolrestabes Surabaya, Sabtu (16/4).
foto-foto/grafis: surya/hayu yudha prabowo/yusuf
Bensin Rp 6.500, Pertamax Rp 7.500
Dzikro di Kompleks Mapolresta Cirebon, Jumat (15/4). Selain menewaskan pelaku yang diduga bernama Muhammad Syarif alias Sarip, bom itu juga melukai lebih dari 20 jemaah yang sedang menunaikan salat Jumat. Operasi yang melalui prosedur bedah dada ■ KE HALAMAN 11
Ayu Dewi
Pernikahannya Dibatalkan Bupati
K antara/rosa panggabean
BERTAHAN - Chris John melancarkan pukulan hook kepada Daud Jordan dalam pertandingan The Moment of Truth di PRJ Kemayoran, Minggu (17/4).
► Opsi Terbaru Hadapi Harga Minyak Dunia BANDUNG-SURYA Pemerintah terkesan bingung menghadapi tingginya harga minyak mentah dunia di tengah menipisnya stok bahan bakar minyak (BBM) di dalam negeri. Sebelumnya, terkait kenaikan tingginya harga minyak dunia itu, agenda utama pemerintah adalah melakukan pembatasan BBM bersubsidi,
antara lain dengan membatasi pembelian premium (bensin) bagi kendaraan pribadi. Namun, kini muncul skenario baru dari pemerintah, yakni menaikkan harga bensin menjadi Rp 6.500 per liter. Harga baru bensin itu diusulkan berlaku bagi mobil pribadi ■ KE HALAMAN 11
ABAR mengejutkan datang dari pasangan artis Ayu Dewi dan Zumi Zola. Pernikahan mereka yang rencananya digelar Mei 2011 mendadak dibatalkan. Kabar itu pertama kali tersiar lewat tayangan infotainment !nsert (Trans TV), Minggu (17/4). Beberapa sahabat Ayu, salah satunya Nycta Gina, memberikan komentar yang intinya berupa dorongan semangat pada presenter kocak itu agar lebih tabah menerima kenyataan itu. Kabar yang beredar, pembatalan itu datang dari pihak Zumi Zola. Namun, tidak diketahui apa alasan pria yang sepekan lalu dilantik menjadi Bupati Tanjung Jabung Timur, Provinsi Jambi itu ■ KE HALAMAN 11