Surya Edisi 26 Juni 2011

Page 1

JA GA T

KORAN REGIONAL NO. 1 DI JAWA TIMUR NO. 311, TAHUN XXV TERBIT 20 HALAMAN Harga Langganan: Rp 29.000 / bulan Berlangganan/Pengaduan/ Sirkulasi: (031) 8479 555

Rp 1.000

ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RAYA RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA 60293 TELEPON (031) 8419000 www.surya.co.id

26 JUNI 2011

an eh -a ne h

Terapi di Air

Bukan hanya manusia yang perlu terapi pascakecelakaan. Mog, seekor kucing yang tinggal di Cornwall, Inggris itu harus menjalani terapi di sebuah kolam setelah kakinya lumpuh akibat ditabrak mobil. n dm/tof

Pipa Gas Bungurasih Semburkan Api 5 Meter

► Picu Kebakaran Selama Satu Jam

► Pasokan Gas Rungkut-Waru Distop

Uang Darah Rp 4,7 M Dibayar

Darsem Akhirnya

Lolos Pancung

antara/andika wahyu foto/grafis: surya/ahmad zaimul haq/yusuf

memeriksa - Petugas teknis PT PGN sedang memeriksa lokasi pipa gas terbakar di pintu keluar terminal Bungurasih.

SIDOARJO - SURYA Sebuah pipa distribusi gas yang tertanam di bawah tanah lokasi pintu keluar Terminal Purabaya (Bungurasih) Kecamatan Waru Sidoarjo, Sabtu (25/6), bocor hingga menyemburkan api setinggi 5 meter. Dua warga terluka akibat semburan api tersebut.

Pipa gas yang ngowos tersebut diketahui sekitar pukul 15.00 WIB. Entah bagaimana mulanya, muncul api dari bawah tanah di depan pintu Terminal Purabaya sisi selatan, pintu keluar bus kota. Titik api muncul di depan

Toko A-Ong yang berjualan obat kuat. “Api keluar dari bawah pohon palem ini,” ucap Feri Susanto (31), warga Jl Supratman Waru, di lokasi kejadian. Saat itu, Feri yang tengah menunggui kios reklame di depan pintu terminal, melihat

api berkobar hingga 5 meter. Semula, dia hanya melihat asap tebal muncul dari sekitar pohon palem tersebut. “Setelah itu saya lihat ada seseorang berlarian dengan memegangi rambutnya yang terbakar,” imbuh Sulthon (52),

bebas - Daud Tawar, ayah Darsem, memegangi foto putrinya saat mengadu ke DPR, Jakarta, beberapa waktu lalu. jakarta - Surya Di tengah berbagai cerita pahit yang menimpa tenaga kerja Indonesia (TKI), berita membahagiakan akhirnya datang dari Arab Saudi. Darsem, TKI asal Subang, Jawa Barat, resmi bebas dari hukuman pancung setelah KBRI di Riyadh membayarkan uang kompensasi (diyat) Rp 4,7 miliar, Sabtu (25/6) siang. n KE HALAMAN 11

n KE HALAMAN 11

Truk Gilas 2 Motor Berhenti di Lampu Merah Maya Dipastikan Tewas ► Kecelakaan Maut di Madiun, 1 Tewas dan 2 Luka Parah Kekurangan Oksigen madiun - Surya Sebuah truk gandeng yang mengangkut sisa penggilingan tebu bernopol S 8113 US menabrak dua motor yang berhenti di Jl Raya Madiun- Solo, Kelurahan Nambangan Lor, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun, Sabtu (25/6) siang. Akibat kecelakaan

maut itu, seorang tewas dan dua luka parah. Diduga, kecelakaan itu disebabkan truk gandeng yang mengangkut ampas tebu itu mengalami rem blong. Akibatnya, kedua motor yang berhenti di pertigaan lampu merah, digilas.

Sopir truk yang diketahui bernama Suko (70), warga Kelurahan/Kecamatan Blimbing, Kota Malang berserta keneknya berhasil melarikan diri dengan naik bus antarkota antarprovinsi sesaat setelah n KE HALAMAN 11

surya/adrianus adhi nugroho

KORBAN LEDAKAN - Sigit Purwanto korban pipa bocor di terminal Bungurasih mendapatkan perawatan di UGD RS Siti Khotijah Sepanjang, Sidoarjo, Sabtu (25/6).

Siti KDI

► Kasus Balita Kepanasan di Mobil surabaya - Surya Insiden tewasnya Siti Ainul Himayah alias Maya, bocah empat tahun yang terjebak di dalam mobil Daewoo B 1776 DY, dipastikan karena kekurangan oksigen. Kapolsek Rungkut Kompol Naufil Hartono mengatakan, berdasarkan surat visum yang

dikeluarkan Klinik Medis Pusura Rungkut, di Jl Rungkut Asri Tengah II dan ditandatangani dr Detty Hendrarenaningtiyas, Maya dinyatakan tewas karena kekurangan oksigen. Kendati demikian, untuk lebih memastikan bahwa Maya n KE HALAMAN 11

Sedang Tunggu Bus, Lupakan Karir, Ikut Suami ke Turki Bekas Densus Dibekuk, Sigit Dikepung Api K Penjara Diobrak-abrik

S

emburan api yang keluar dari pipa gas yang bocor di depan pintu keluar bus kota Terminal Bungurasih , Sidoarjo, Sabtu (25/6) sore, benar-benar membuat Sigit Purwanto (21) shock. Betapa tidak, di saat dirinya santai menunggu bus sambil asyik bermain ponsel, tiba-tiba

dari belakang tempat ia duduk muncul semburan berupa api setinggi lebih dari 2 meter menyergap dirinya. “Waktu itu saya duduk di dekat tong sampah. Di sana ada dua orang lagi di dekat saya. Tiba-tiba saja api itu langsung menyambar saya,” kata

eputusan Siti KDI sudah bulat untuk pindah ke Turki. Ia harus mendampingi suaminya, Juneth Peerk yang memiliki bisnis di sana. Persiapan sudah matang dan Siti dengan ringan akan melepas

semua kesempatannya di dunia hiburan. Konsekuensi itu disadari Siti begitu ia menerima lamaran Juneth. Rencananya, Siti berangkat ke Turki awal bulan depan. Sebelum berangkat, Siti dan Juneth melangsungkan pernikahan.

Pernikahan berlangsung Sabtu (25/6) di rumah Siti di kawasan Tanjung Priok, Jakarta Utara. “Saya akan stay di Turki, tapi we’ll see saja,” katanya. Usai ijab kabul keluarga

n KE HALAMAN 11

n KE HALAMAN 11

Ayo Menginap di Kebun Binatang l Alpukat pun Disulap Jadi Kerupuk l Musisi Indonesia Berbagi Panggung dengan Red Stewart l

inilah.com/Supriyanto

pasangan selebriti - Pria asal Turki Cem Juneth Peerk kiri secara resmi menikahi Siti Rahmawati atau lebih dikenal dengan Siti 'KDI' .

denpasar - Surya “Kami masuk ke tempat target Rencana Badan Narkotika Na- diambil, solidaritas mereka (napi) sional (BNN) menangkap seorang naik. Mereka berontak melawan. narapidana bernama Ariyadi, Saya kena pukul, di tangan, mantan anggota memar di kepala, Densus 88 Antidan satu lagi peteror yang diduga Kerusuhan tugas BNN yang masih menjadi langsung saya terjadi bandar narkoba amankan,” kata ketika selama menjalani Siswanto. Ariyadi masa tahanan di Kerusuhan Lapas Keroboitu juga mengdiinterokan, Denpasar, gasi. Saat itu Tim akibatkan seberakhir rusuh, jumlah ruangan, Kejar BNN menemu- termasuk ruang Sabtu (25/06) kan laci di dalam dini hari. kalapas rusak Sejumlah pe- tahanan. Penemuan karena diobraktugas BNN dan laci inilah yang abrik para napi. Kepala Lapas Sedikitnya 18 (Kalapas) Kelas menjadi pemicu ruangan mengII A Kerobokan, keributan. alami kerusakan Siswanto, dihajar akibat dilempar puluhan narapidana (napi). Me- batu oleh napi. Jendela ruang lihat situasi semakin tak kondu- kalapas pecah, aula, dan ruang sif, BNN akhirnya memutuskan keluar dari Lapas Kerobokan. n KE HALAMAN 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.