Perahu Terbalik Tersangkut Kabel...
Baca halaman 8 SENIN 28 MARET 2011 NO. 224, TAHUN XXV TERBIT 20 HALAMAN
Rp 1.000
BERLANGGANAN Rp 29.000 /bulan (031) 8479555 ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA
Kuda Luncur
Kini ada olahraga anyar mulai disukai masyarakat Inggris, yakni olahraga melibatkan skateboard, tali, dan kuda, atau kuda-boarding. Disediakan pusat pelatihan kuda-boarding, bahkan akan ada kejuaraan pertama tahun ini. ■ metro/ton
• TELEPON (031) 8419000 • www.surya.co.id
Persebaya 1927 Tak Terbendung
ANTINURDIN - Suporter Persebaya 1927 mengangkat replika nisan sebagai simbol perlawanan terhadap Nurdin Halid, pada laga LPI Persebaya 1972 melawan Manado United di Surabaya, Minggu (27/3).
JA GA T
an eh -a ne h
surya/erfan hazransyah
► Tekuk Manado United 3-1, Sodok ke Posisi 2 SURABAYA - SURYA Laju Persebaya 1927 dalam kompetisi Liga Primer Indonesia (LPI) sulit dibendung. Tim berjuluk Bajul Ijo ini kembali merengkuh angka sempurna setelah memukul Manado United 3-1 (1-0) di
Stadion Gelora 10 Nopember Surabaya, Minggu (27/3). Kemenangan Persebaya 1927 ditentukan melalui gol Khusnul Yuli pada menit ke-45, Andrew Barisic menit 79, dan Arif Ariyanto menit ke-87.
Sedangkan satu gol penghibur Manado United disumbangkan melalui sontekan pemain asingnya, Jardel Santana pada menit ke-91. ■ KE HALAMAN 11
Nurdin Cs Rontok 19 April
► Kongres PSSI Dianggap Sah ► FIFA Sudah Dikirimi Hasilnya
PEKANBARU-SURYA KONGRES PSSI, Sabtu (26/3) malam, yang akhirnya diambil alih para peserta yang mengaku sebagai pemilik suara sah PSSI, menjadi indikasi awal bakal runtuhnya Nurdin Halid dkk dalam memegang kendali organisasi PSSI.
JALUR GRESIK-LAMONGAN LUMPUH
MACET, WARGA PANEN IKAN DI JALAN
Para pemilik suara sah PSSI yang kemudian melanjutkan kongres meski tanpa dihadiri kubu Nurdin, akhirnya memutuskan membentuk Komite Pemilihan dan Komite Banding. Keputusan tersebut dianggap sah dan mengikat karena dihadiri oleh 78 dari 100 pemilik suara sah PSSI. Bahkan, kubu pemilik suara sah PSSI itu telah mengirimkan draft hasil kongres QR CODE 110328 ■ KE HALAMAN 11
abdul kohar
BEREBUT IKAN - Beberapa warga saling berebut ikan yang terbawa luapan air tambak di jalur Gresik-Lamongan, Minggu (27/3). banjir ini mengakibatkan kemacetan hingga beberapa Kilo Meter akbat banyaknya kendaraan yang mogok maupun banyaknya warga yang berebut ikan. GRESIK-SURYA Luapan Kali Lamong semakin parah. Saat ini menerjang Kabupaten Mojokerto, Kabupaten Gresik, dan Kota Surabaya. Luapan Kali Lamong melumpuhkan pula jalur pantura Gresik-Lamongan selama berjam-jam, Minggu (27/3).
Korupsi Rp 25 Juta Bakal Dibebaskan
■ KE HALAMAN 11
Bayi Mungil Nyaris Tewas Dirubung Semut
► Draft Revisi Undang-Undang Tipikor JAKARTA - SURYA upaya pemberantasan korupIndonesia Corruption Watch si. Saat ini, draf revisi berada (ICW) menilai, draf di tangan Presiden revisi Undang-UnSusilo Bambang dang (UU) PembeYudhoyono (SBY). rantasan Tindak "Kami mengkhaPidana Korupsi watirkan revisi UU (Tipikor) versi peyang disusun pemerintah justru merintah ini akan melemahkan Komenghentikan demisi Pemberantasnyut nadi pembean Korupsi (KPK). rantasan korupsi Peneliti hukum dan justru akan ICW, Donal Fariz kompas/hendra a setyawan lemah ketika RUU mengungkapkan, Febri Diansyah ini dibahas di DPR. draf revisi UU terKomitmen pembehadap UU No 31 Tahun 1999 jo rantasan korupsi pemerintah diUU No 20 Tahun 2001 tentang ragukan," kata Donal di Kantor Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi itu tidak menguatkan ■ KE HALAMAN 11
Akibat luapan air yang juga memenuhi puluhan hektare tambak itu, panen ikan dipastikan gagal. Banyak ikan berkeliaran di sekitar jalur Gresik-Lamongan yang macet, yang jadi
surya/mustain
DIKERUBUTI SEMUT - Perawat RS Rahman Rahim Sukodono menggendong bayi yang sempat dikerubuti semut setelah dibuang ibunya, Minggu (27/3).
SIDOARJO - SURYA Bayi perempuan mungil dibuang di samping sebuah rumah kosong, di Perum Kahuripan Nirwana Village (KNV), Kecamatan Sidoarjo. Diduga kuat bayi itu dilahirkan di dekat westafel sebuah rumah kosong. Bayi itu nyaris tewas jika tidak segera ditemukan warga. Sebab, si bayi sudah dirubung semut dan sekujur tubuhnya berlumuran darah. Bayi ini ditemukan kali pertama oleh H Wagiman (56), warga Dusun Kedayon RT 16/RW 5 Desa Sumput, Kecamatan Sidoarjo, Minggu (27/3) sekitar pukul 08.00 WIB. Saat itu Abah, panggilan karib H Wagiman, tengah berolahraga menaiki sepeda onthel melintasi jalan Blok CB Perum KNV. “Saya mendengar kayak suara kucing, tapi mirip suara tangisan,” ucap Abah kepada Surya. Karena penasaran, Abah memutar sepeda onthel-nya dan menuju asal suara itu. Dia sontak kaget melihat ada dua kaki menyembul dari bungkusan sarung yang tergeletak di samping kiri rumah Blok CB/17, rumah milik Ny Supiyah (50), asal Desa Kedungbendo, Tanggulangin. “Saya tak ■ KE HALAMAN 11
Pasha-Adel Nikah
Kebobolan 3.000 Tamu Tak Diundang
“S
AYA terima nikahnya Dellia Wihelmina bin Yance Herry dengan mas kawin 27 gram emas dan 99 mata uang euro tunai.” Demikian ucap Sigit Purnomo
Syamsuddin Said alias Pasha ‘Ungu’ saat mengucap janji nikah di Graha Batununggal Indah, Bandung, Jawa Barat, ■ KE HALAMAN 11