Surya Edisi 30 Mei 2011

Page 1

Polisi Palsu Gagal Kerjai Siswa SMP... Baca halaman 8 SENIN, 30 MEI 2011 NO. 285 TAHUN XXV, TERBIT 20 HALAMAN

Rp 1.000

Harga Langganan: Rp 29.000 / bulan Berlangganan/Pengaduan/ Sirkulasi: (031) 8479 555 ALAMAT REDAKSI/IKLAN: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA TELEPON (031) 8419000 www.surya.co.id

KORAN REGIONAL NO. 1 DI JAWA TIMUR

Barca Raja Eropa

► Messi Samai Rekor Gol Nistelrooy LONDON - SURYA JOSEP Guardiola, Lionel Messi, Tiki-Taka, dan rekor spektakuler, melengkapi pencapaian luar biasa Barcelona ketika memenangi laga supermahal di final Liga Champions, Minggu (29/5) dini hari. Barca berhasil menggilas 'keangkuhan' Manchester United (MU), 3-1, sekaligus mengukuhkan sebagai penguasa sejati Eropa, dalam dua musim terakhir. Rekor di atas rekor. Barcelona benar-benar mampu menampilkan permainan sepak bola sederhana yang menyihir publik Wembley, ■ KE HALAMAN 11

ap/pa, nick potts

DILEMPAR - Pelatih Barcelona Josep Guardiola dilempar ke atas oleh anak asuhnya saat pesta kemenangan Liga Champions 2011 di Stadion Wembley, London, Minggu (29/5).

3-1

Jelang Panen, Bandar Judi Bola Dibui SURABAYA - SURYA Laga final Liga Champions Eropa antara Bercelona FC versus Manchaster United (MU) menjadi peristiwa paling ditunggu dalam sepekan terakhir, terutama oleh para penggila bola. Tetapi di balik itu, para bandar dan penggila judi bola pun ikut menanti laga ini dengan harapan meraup rupiah berlimpah meski harus beradu keberuntungan. Polisi pun, di sisi lain, mengincar orang-orang semacam ini. Sehingga

surya/repro

TERBUKTI - Prediksi Surya edisi Sabtu (28/5) soal kekalahan MU karena berkostum putih menjadi kenyataan.

■ KE HALAMAN 11

'Penyandera' Bocah Diperiksa Pomal ► Dua Bocah Dibawa Atas Permintaan Ibunya JOMBANG - SURYA Kasus penyanderaan dua kakakberadik, Andik Sancoko (16) dan Rudy Budiyanto (13), keduanya warga Desa Pucangrejo, Kecamatan Wonosalam, Jombang, yang diduga dilakukan oknum TNI berinisial Kopral L dan Lettu A, berakhir, Minggu (29/5) sore.

surya/nedi putra aw

LOLOS - Pemain Arema Yongki Aribowo lolos dari tebasan kiper Deltras Usman Pribadi di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen Malang, Minggu (29/5).

Belum Gajian, Arema Berjaya MALANG - SURYA Obsesi Arema meraih Deltras 0 poin penuh dalam laga kandang menjamu Deltras Sidoarjo di Stadion Kanjuruhan, Kepanjen, Minggu (29/5), terpenuhi. Tim besutan pelatih asal Republik Ceko, Miroslav Janu, ini mampu menundukkan The Lobsters, 3-0 (2-0). Kemenangan dalam laga antartim yang samaArema

Ini menyusul ditangkapnya Kopral L beserta tiga temannya, dan sudah dikembalikannya kedua kakak-beradik kepada keluarganya. “L dan tiga temannya sudah ditangkap dan sekitar pukul 15.00 WIB tadi, kami kirim ke Pomal Surabaya,” kata Kasubbag Humas Polres Jombang AKP Yogas,

■ KE HALAMAN 11

Pernikahan Online di Warnet

Lafal Nikah Sempat Diulang karena Suara Putus Sebuah upacara pernikahan lazim dirayakan dengan pesta di satu lokasi yang meriah di mana semua anggota keluarga berkumpul. Namun, tidak dengan yang satu ini. Prosesi pernikahan malah dilangsungkan di sebuah warung internet yang sederhana.

3

■ KE HALAMAN 11

Minggu (29/5) sore. Menurut Yogas, penangkapan terhadap Kopral L dilakukan di Wonosalam. Sedangkan Lettu A yang disebut-sebut terlibat, dalam pengusutan, ternyata tidak terindikasi. “Kasus tersebut sebenarnya bukan penculikan. Dua anak itu dibawa sebagai jaminan agar orang tuanya memenuhi kewajiban dalan

D tribun jogja

MENIKAH ONLINE - Suasana pernikahan Rahmawati dan Suratno yang disaksikan keluarga lewat internet.

I warung internet (warnet) yang berlokasi di Jalan Sleko No 13 A, Kecamatan Muntilan, Kabupaten Magelang ini, seluruh keluarga Desi Rahmawati (25) berkumpul untuk melihat sekaligus memberi restu atas pernikahannya dengan calon suaminya, Suratno (30). ■ KE HALAMAN 11


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Surya Edisi 30 Mei 2011 by Harian SURYA - Issuu