Surya Edisi Cetak 03 Agt 2009

Page 1

C M Y K

Klub Gay Diserang, 2 Tewas...

HARIAN SURYA

NINDY TUNGGU 2010

baca halaman 9 Rp 1.000

PAGE 01

Serba salah! Itu pengakuan Nindy. Penyanyi lagu Untuk Sahabat itu merasa serba salah menyikapi hubungan asmaranya dengan Qibil, gitaris grup The Changcuters, harus dilakukan dengan diam-siam.

SENIN 3 AGUSTUS 2009 NO. 257 TAHUN XXIII TERBIT 20 HALAMAN

—baca halaman 12 kapanlagi

ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI : JL RAYA MARGOREJO INDAH D-108 SURABAYA 60238 ● TELEPON (031) 8419000 ● www.surya.co.id

Pesawat Merpati Mendadak Hilang KRONOLOGI SEPUTAR HILANGNYA TWIN OTTER

1 Minggu (2/8) Pesawat Twin Otter milik Merpati Nusantara Airlines lepas landas dari Bandara Sentani Jayapura sekitar pukul 08.15 WIB atau pukul 10.15 WIT menuju Oksibil (ibukota Kabupaten Pegunungan Bintang), Lama perjalanan diperkirakan sekitar 1 jam.

MINGGU (2/8) PAGI:

U

Jaya

pura

Wam ena

Sent

ani

Bawa 16 Penumpang Termasuk 3 Kru dan 2 Bayi

600 Peserta JFC 8 Tampil di ‘Catwalk’ Sepanjang 36 Km

Kreativitas Luar Biasa yang Layak Jual

JAYAPURA - SURYA MUSIBAH penerbangan kembali terjadi di Papua. Pesawat jenis Twin Otter milik Merpati Nusantara Airlines, Minggu (2/8) siang mendadak hilang kontak saat penerbangan dari Jayapura ke Oksibil, ibukota Kabupaten Pegunungan Bintang. Sebanyak 16 penumpang, termasuk tiga kru dan dua bayi, hingga berita ini diturunkan tak diketahui nasibnya.

t

u

La

Kreativitas yang luar biasa dari para anak muda. Itulah komentar yang dilontarkan Dr Martha Tilaar, pengusaha nasional yang juga pemilik Martha Tilaar Group, setelah menyaksikan rangkaian defile Jember Fashion Carnival (JFC) 8, Minggu (2/8) siang.

A

gini

Papu

ra

fu

bil

a Nu

ra

Oksi

2 Pesawat sempat kontak dengan menara pengawas di Jayapura lima menit setelah tinggal landas. Saat kontak itu pesawat berada pada jarak 53 Nautical mile (Nm) dan ketinggian 9.500 kaki. Sumatera

Kalimantan Sulawesi

U

Jawa

3 Namun, 25-30 menit kemudian, pesawat hilang kontak dengan menara pengawas. TKP Oksibil ibukota Kabupaten Pegunungan Bintang

Jayapura

INDONESIA

Data penumpang pesawat Twin Otter Merpati Nusantara Airlines : Pilot : Qadrianova Co pilot : Pramudya Mekanik : Supriyadi Selain tiga kru, pesawat membawa penumpang 11 orang dewasa dan dua orang bayi, antara lain: Lauren, Yustinus, Nelvina, Nutulo (bayi), Simio, Yohanes, Basilius, Edy, Martina, Oliver, Yanes, Yacob. grafis :surya/yusuf

KE HALAMAN 11

Direktur Operasional PT Merpati Kapten Nikmatullah mengatakan, pesawat dengan nomor penerbangan MNA 976 OD itu tinggal landas dari Bandara Sentani, Jayapura sekitar pukul 10.15 WIT (atau 08.15 WIB) dan diperkirakan tiba di Oksibil sekitar pukul 11.05 waktu setempat. “Namun, sejak tinggal landas pesawat tidak melakukan kontak dengan menara pengawas lalu lintas penerbangan,” ujarnya. Presiden Direktur Merpati Bambang Bhakti menambahkan, pesawat tersebut kehilangan kontak sekitar 30 menit setelah lepas landas dari Bandara Sentani. “Kontak terakhir yang terdengar oleh pesawat lain adalah 90 nautical mile dari atau 30 menit dari Jayapura,” kata Bambang dalam konferensi pers di Kantor Pusat Merpati di Jalan Angkasa, Kemayoran Jakarta Pusat, Minggu (2/78. Pesawat tersebut membawa 16 orang, yakni tiga kru pesawat terdiri Pilot Qadrianova, Co-pilot Pramudya, dan Mekanik Supriyadi, dan penumpang 11 orang dewasa serta dua orang bayi. Penerbangan yang dilakukan pesawat naas itu merupakan penerbangan rutin Jayapura-Oksibil yang dilayani maskapai dua kali sehari. ■ KE HALAMAN 11

SRI WAHYUNIK JEMBER

S

surya/ahmad zaimul haq

WARNA-WARNI - Peserta Jember Fashion Carnaval (JFC) 2009 melintasi kawasan Alun-alun Kabupaten Jember, Minggu (2/8).

Nyaris Dipermalukan Chelsea Ditahan Tim Gurem

Menjaring Angin

LONDON – SURYA Chelsea nyaris dipermalukan Reading, tim Championship (satu level di bawah Premiership). Dalam uji coba di Madejski Stadium, Sabtu (1/8) malam, kedua tim bermain imbang 2-2. Bayangkan saja, melawan tim gurem yang musim lalu terdegradasi dari Premiership ini, Chelsea tertinggal 0-2 di akhir babak pertama. Dua gol Reading dicetak gelandang Jimmy Kebe di menit 38 dan Scott Davies menit 45. Bahkan, hingga lima menit jelang bubaran, skor 0-2 untuk Reading itu belum berubah. Tetapi, The Blues Chelsea, mendapat keberuntungan di dua menit terakhir. Di menit ke-88, Salomoun Kalou memperkecil skor 1-2. Dan di masa injury time, Chelsea terhindar dari malu setelah tertolong gol bunuh diri bek Reading, Alex Pearce.

Menangkap teroris sama dengan menjaring angin. Susahnya bukan main. Kebetulan salah satu buron bernama Maruto. Artinya juga angin. Bertahun-tahun ia beserta keluarganya menguap begitu saja. Ibunya pun menangis kangen di layar televisi. Ia berucap : “Ndang baliya nggèr anakku!”. Segera kembalilah anakku …

P

ENCARIAN teroris ternyata tidak semudah mencari kecurangan dalam penyelenggaraan pemilu. Dalam hal ini, satu pasangan calon presiden saja mampu menemukan berjuta-juta calon pemilih yang tidak masuk dalam daftar pemilih tetap (DPT). Sedangkan dalam pencarian teroris, ratusan juta rakyat Indonesia tidak mampu menangkap beberapa orang gembong teroris. Kesulitan dalam memberantas terorisme ditengarai karena khalayak menganggap sebagai angin lalu. Sikap acuh tersebut mungkin didorong oleh keinginan tidak mau direpoti, apalagi diinteli. Ke mana-mana mereka selalu dikuntit. Habis dikuntit lalu diamankan. Istilah diamankan sampai saat ini masih bersifat traumatik. Baru jadi saksi saja sudah terkena sanksi sosial. Apalagi dijadikan tersangka.

■ KE HALAMAN 11

ap/scott heppell

■ KE HALAMAN 11

Marcella Zalianty

Dijemput Ananda Mikola

S

AMPAI saat ini belum ada pengakuan blak-blakan dari aktris dan model Marcella Zalianty soal status hubungannya dengan Ananda Mikola. Pembalap nasional itupun tidak pernah menjawab pertanyaan apakah mereka berpacaran atau bersahabat. Padahal keduanya terlihat berdua dalam berbagai kesempatan. Yang paling gres, Ananda tampak menjemput Marcella di Taman Ismail Marzuki (TIM), Jakarta, Minggu (2/8). “Cuma mau jemput Marcella,” ujar putra Tinton Suprapto itu menjawab pertanyaan para wartawan. Marcella memang menjadi pembicara dalam kegiatan untuk anak Who Wants to be a Film Maker? di TIM Minggu siang itu. ■ KE HALAMAN 11 kapanlagi

Perampok Baringkan Andika Tewas di Jurang Blank 75 20 Korban lalu Dilindas

■ KE HALAMAN 11

Kriteria Satpam

J

URAGAN Kodir yang punya rumah besar di seberang kampung Tole berniat mencari satpam. Iapun me masang iklan di koran. Seorang laki-laki bertubuh kerempeng memasukkan lamaran. “Saya nyari satpam yang berjiwa budiman, punya rasa curiga, sorot mata tajam, waspada, dan punya pendengaran tajam,” jelas juragan Kodir. “Saya juga mau satpam yang fisiknya kuat, terlihat garang.” Si laki-laki itu menyahut,” Maaf gan, kalau kriterianya seperti itu, mungkin lebih cocok buat istri saya.” ■ (Cak Sur)

SENGIT – Kapten Chelsea, John Terry (kiri) dibayangi Shane Long dari Reading dalam uji coba di Stadion Madejski, Minggu (2/8).

EDANGKAN budayawan asal Kabupaten Jember, Ayu Sutarto, berpendapat JFC masih layak jual. Sebab, para model sangat produktif mengeksplorasi kreativitas mereka. “Dan kalau masyarakat masih menyukai, pasti layak jual,” kata Ayu. Itulah penggalan komentar dari dua tokoh yang menyaksikan “World Fashion Carnival” JFC 8 tahun

LUMAJANG - SURYA Setelah Selasa (28/7) lalu hilang saat mendaki Gunung Semeru di Lumajang, mahasiswa Universitas Gadjah Mada (UGM) Jogjakarta asal Kota Mojokerto, Andika Listyono Putra, 20, ditemukan tim Search and Rescue (SAR) gabungan, Minggu (2/8) pukul 15.00 WIB. Andika ditemukan tewas di sekitar Jurang Blank 75. Hal itu dijelaskan Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Perlindungan Masyarakat (Bakesbanglinmas) Kabupaten Lumajang, Wisnu Wasono Adi. “Saya tidak tahu pasti kronologi penemuannya, namun memang benar sudah ditemukan dalam kondisi meninggal dunia,” kata Wisnu, Minggu (2/8).

LAGOS-SAGAMU – SURYA Sebuah perampokan sadis terjadi di kawasan Lagos-Sagamu, Nigeria, Sabtu (1/8). Sebanyak 20 korban perampokan dilindas truk oleh para perampoknya. Menurut Sunday Sun, Minggu (2/8), insiden tersebut terjadi ketika sebuah bus mewah berisi 20 penumpang dan sebuah truk dirampok di dekat Universitas Babcock. Bus yang sedang menuju ke arah tenggara itu secara tidak sengaja memasuki wilayah kekuasaan sebuah geng bersenjata. Di sebuah jalan bebas hambatan, bus tersebut dipaksa berhenti karena jalan itu telah diblokade dengan pohon-pohon yang ditumbangkan. Lalu para penumpang dipaksa turun dengan todongan senjata. Kemudian para penumpang bus dan awak truk dipaksa berbaring telungkup di badan jalan, setelah semua barang

■ KE HALAMAN 11

■ KE HALAMAN 11

surya/doso

KENANGAN - Suparti menunjukkan foto anaknya.

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 01


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.