Perampok Pakai Kolor Beraksi...
Pilih Sewa Rumah
Baca halaman 19
Terus melonjaknya nilai properti membuat masyarakat pilih menyewa rumah atau apartemen di pusat kota, dengan menyesuaikan kemampuan finansialnya.
KAMIS 13 JANUARI 2011 NO. 061 TAHUN XXV TERBIT 20 HALAMAN
Rp 1.000
LANGGANAN/PENGADUAN: (031) 8479555 ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: JL. RUNGKUT INDUSTRI III NO. 68 & 70 SIER SURABAYA
—baca halaman...7
• TELEPON (031) 8419000 • www.surya.co.id
Juara Karate Jawa Bali Bunuh Diri
►Kendat Pakai Sabuk Karate
surabaya - SURYA Tak ada satu orang pun yang menyangka, hidup bocah 15 tahun ini harus berakhir tragis. Siswa kelas X, SMAN 6 Surabaya, yang juga anggota organisasi karate dunia, Shinkyokushinkai, ini mengembuskan napas terakhirnya dengan cara gantung diri. I Nyoman Angira Shadaka Mahayana, demikian nama bocah itu, ditemukan dalam kondisi leher terlilit sabuk karate menggantung di kuda-kuda atap rumah, lantai 3, di kawasan Sidosermo PDK V, Wonocolo, Surabaya, Selasa (11/1) sekitar pukul 19.00 WIB. Pertama kali yang melihat kejadian itu adalah sang ibunda, I Putu Rusmini. Entah apakah memang sudah punya firasat atau tidak, malam itu, ibunda korban sempat mencari keberadaan Ara, sapaan I Nyoman Angira. Rasa penasaran sang ibu sempat hilang ketika ■ KE HALAMAN 11
jatim digulung angin kencang
Kubah Masjid terbang, tower tumbang
KERUSAKAN
AKIBAT ANGIN KENCANG
surya/nedi putra aw
TUMBANG Angin merobohkan pohon raksasa di Jl S Supriadi Kota Malang, Rabu (12/1). Rumah dan fasilitas umum juga rusak.
MALANG - Surya Angin kencang yang melanda Malang Raya (Kabupaten Malang, Kota Malang, dan Kota Batu) sejak Selasa (11/1) hingga Rabu (12/1) membuat sejumlah aktivitas lumpuh di wilayah itu.
Angin kencang juga memporakporandakan belasan papan reklame dan pohon tumbang. Listrik sempat padam, sehingga sejumlah traffic light tak berfungsi. KABUPATEN MALANG ■ KE HALAMAN 11
Angin Ribut sampai Minggu Depan
M INFO QR CODE BACA HAL 2
asyarakat dan nelayan di Jatim diminta waspada dalam satudua bulan ini. Hal itu karena pada pertengahan Januari telah
memasuki puncak musim hujan, sehingga pergerakan angin sangat tinggi dan bisa mencapai lebih dari 40 km/jam. Kasi Data dan Informasi
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Klas I Juanda, Agus Tri Suhono menga-
� Belasan pohon tumbang, sebuah mobil rusak tertimpa pohon � Taman Wisata Wendit ditutup sementara � Beberapa rumah non permanen ambruk, sebagian atapnya hilang
■ KE HALAMAN 11
KOTA MALANG � Puluhan pohon tumbang � Belasan baliho dan papan reklame ambruk. Beberapa menimpa rumah. Kubah Masjid A Yani di Jl Kahuripan yang terbuat dari beton berlapis stainless steel juga porak poranda � Tower komunikasi milik pemkot ambruk, layanan terputus � Listrik padam, traffic light di beberapa perempatan jalan tak berfungsi BATU � Sedikitnya delapan pohon roboh � Sejumlah baliho ambruk, jalan sempat macet � Seorang pengendara motor terpelanting dan patah tulang di bagian pundak kanannya akibat terlanggar pohon � Pemancar DhammaTV setinggi 70 meter di Dusun Dresel Desa Oro-Oro Ombo roboh, siaran televise terhenti � Pemancar milik CRTV setinggi 30 meter tumbang � Flaminggo, patung satwa serta jaring burung raksasa milik Jatim Park 2 roboh, beberapa di antaranya hancur akibat terseret angin. � Jatim Park 2 ditutup sampai 4 hari kedepan. 500 jenis burung langka juga hilang � Menara Masjid At-Taqwa roboh � Puluhan atap warung wisata di kawasan Payung beterbangan. grafis: surya/rendra
Suara Mendiknas Menangkan Triyogi
Kesulitan Keuangan, Mandala Stop Terbang
► Pemilihan Rektor ITS
► Hari Ini, Semua Pesawatnya Ditarik jakarta-Surya Terjerat masalah keuangan untuk pembayaran sewa pesawat, maskapai penerbangan nasional Mandala Airlines dipastikan tidak akan beroperasi lagi mulai hari ini, Kamis (13/1). Kepastian ini disampaikan oleh Menteri Perhubungan (Menhub) Freddy Numberi, ketika ditemui di kantor Menko Perekonomian di Jakarta. “Secara prinsip, Mandala tak akan beroperasi lagi. Mandala sudah sampaikan ke menteri perhubungan melalui
rapat bersama tadi. Detailnya saya belum tahu, mungkin berhubungan dengan finansial. Saya belum tahu penghentian ini sifatnya sementara atau permanen," tegas Freddy, Rabu (12/1). Freddy menyebutkan, ada konsekuensi dari rencana berhentinya operasional Mandala tersebut, yaitu pengisian trayek Mandala oleh maskapai lain seperti Batavia Air atau Lion Air sehingga tidak merugikan masyarakat. Namun, ■ KE HALAMAN 11
surya/fai
Triyogi Yuwono
surabaya - Surya Di luar dugaan hasil pemilihan Rektor Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya periode 2011 – 2015. Calon Rektor Prof Dr Ir Triyogi Yuwono DEA yang dikalahkan incumbent Prof Ir Priyo Suprobo MS PhD di tingkat Senat pada 22 Oktober lalu, malah
membalikkan keadaan. Pria asal Tulungagung ini akhirnya terpilih menjadi rektor ITS setelah mengungguli Probo dalam Rapat Senat tertutup di Rektorat ITS Surabaya, Rabu (12/1). Kemenangan Triyogi terjadi karena Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) Muhammad Nuh yang memiliki hak suara 35 persen ■ KE HALAMAN 11 kapanlagi
Suami Penyiram Air Keras ke Wajah Istri Menyerahkan Diri
Aa Gym dan Teh Ninih
Choirun Kalap Dipameri Pria Idaman Lain Choirun Anam (42), suami yang tega menyiram air keras ke wajah istrinya, Dian Indah Sari (27) akhirnya menyerahkan diri kepada polisi, Rabu (12/1), setelah sempat melarikan diri ke Jawa Tengah dan Jakarta. Imam Hidayat mojokerto
s
etelah kabur ke Jakarta, Choirun yang setiap harinya bekerja sebagai kenek truk ini, menyadari akan perbuatannya. Ia pun siap bertanggung jawab dan akhirnya pulang ke surya/dok
KESULITAN - Mandala Air tak beroperasi akibat kesulitan keuangan.
■ KE HALAMAN 11
surya/imam hidayat
TERSANGKA – Choirun Anam diperiksa penyidik Sat Reskrim Polres Mojokerto Kota, Rabu (12/1).
Aa Gym: Saya Suka Lupa yang Pertama jakarta - Surya Kabar perceraiannya dengan istri pertamanya Ninih Muthmainnah atau yang biasa disapa Teh Ninih, tak membuat KH Abdullah Gymnastiar (Aa Gym) sepi order mengisi ceramah. Ini terlihat, Selasa (11/1) malam di Masjid Pondok Indah Jakarta Selatan. Di masjid itu Aa Gym berceramah di hadapan ratusan jamaah yang terdiri dari laki-laki dan perempuan. Sebelum melanjutkan tausiyahnya, suami Teh Ninih dan Teh Rini itu sempat mempersilakan kameraman infotainment yang berusaha untuk mengambil gambar, keluar dari area pengajian. “Di luar saja ya kameraman, izinkan majelisnya lebih ■ KE HALAMAN 11