Surya Edisi Cetak 23 Juni 2009

Page 1

C M Y K

Bupati Mantu, Alun-alun Ditutup...

HARIAN SURYA

PAGE 01

baca halaman 7

Rp 1.000

SELASA 23 JUNI 2009 NO. 217 TAHUN XXIII TERBIT 20 HALAMAN

ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI : JL RAYA MARGOREJO INDAH D-108 SURABAYA 60238 ● TELEPON (031) 8419000 ● www.surya.co.id

Ratusan Karyawan Wisma BII Ngungsi Pasca Kebakaran Dilarang Masuk LOS ANGELES – SURYA Juara dunia tinju kelas bulu WBA kebanggaan Indonesia, Chris John, batal mempertahankan gelar. Padahal, Chris John dijadwalkan menjalani tanding ulang melawan Rocky Juarez di Staples Center Los Angeles Amerika Serikat, Minggu (28/6).

SURABAYA – SURYA Kebakaran pada hari Minggu (21/6) yang melanda lantai 10 hingga 17 gedung Wisma BII di Jl Pemuda, Surabaya, berimbas pada seluruh karyawan yang berkantor di gedung berlantai 24 tersebut. Ratusan karyawan dari perusahaan-perusahaan yang kantornya tak ikut terbakar, tidak bisa masuk gedung. Kedatangan mereka untuk masuk kerja pada Senin (22/6) pukul 07.00 WIB kemarin, berujung sia-sia. Oleh petugas kepolisian yang berjaga di depan pintu pagar gedung, mereka dilarang masuk. “Aduh, sudah jauh-jauh berangkat dari Gresik, kantor ternyata ditutup. Tidak ada pengumuman diliburkan atau tidak,” keluh Santi Fatmawati, karyawati yang mengaku berkantor di lantai 4 Wisma BII. Namun bagi karyawan Bank Internasional Indonesia (BII), terdapat pengumuman bagi mereka bahwa

■ KE HALAMAN 11

TANDING ULANG - Chris John bersama Rocky Juarez usai mengadakan jumpa pers di Los Angeles, pada 28 Mei lalu.

■ KE HALAMAN 11

goldenboypromotions.com

Beli Bakso,Rp 200 Juta Amblas JURAGAN BERAS DIRAMPOK DI SIANG BOLONG Senin (22/6) pukul 11.30 WIB TKP : Dekat depot bakso di Jl Gubernur Suryo Gresik

1

Sepasang juragan beras, Hj Kholifah, 45, dan H Abdullah, 53, warga Desa Metatu RT 04 RW 02, Benjeng, Kabupaten Gresik, naik Kijang Innova silver nopol W 1164 AH ke Bank Danamon, Jl Kartini. Mereka mengambil uang Rp 44 juta. BANK DANAMON

3

B 252 NB 00 00.

2 Dari Danamon, mereka melanjutkan perjalanan ke Bank BRI di Jl Sudirman, kali ini mengambil Rp 150 juta.

Membawa total uang Rp 194 juta, korban bermaksud makan bakso di kawasan Jl Gubernur Suryo. Saat Hj Kholifah akan masuk depot, seorang pria merebut tas berisi uang seraya mengayunkan golok, hingga melukai tangan Hj Kholifah.

4

Ketika si pelaku beraksi, tiga temannya menunggu di atas dua sadel sepeda motor. Mereka kemudian kabur ke arah kota. grafis: surya/rendra

Perampok Bacok Tangan Korban GRESIK - SURYA APABILA Anda sedang membawa banyak uang, waspadalah pada lingkungan sekitar. Jika tidak, maka nasib Anda akan sama seperti dialami Hj Kholifah, 45, warga Desa Metatu RT 04 RW 02 Kecamatan Benjeng, Gresik.

surya/mustain

LUKA BACOK - Hj Kholifah usai menjalani operasi karena luka bacok di RS Semen Gresik, Senin (22/6). Foto kanan: Polisi memeriksa bagian dalam mobil Kijang Innova W 1164 AH milik korban.

Saat mau menikmati semangkuk bakso, uang sekitar Rp 200 juta miliknya amblas dibawa kabur perampok, Senin (22/6) Senin siang itu sekitar pukul 11.30 WIB, Hj Kholifah bersama suaminya, H Abdullah, 53, ju-

ragan beras, hendak makan bakso di depot Jl Gubernur Suryo 108 Gresik. H Abdullah lebih dulu masuk depot usai memarkir mobil Kijang Innova W 1164 AH warna silver di pinggir jalan. Hj Kholifah kemudian menyu-

Marcella Zalianty

sul hendak masuk depot. Saat itulah, tiba-tiba seseorang berkemeja putih dan bercelana krem menghampirinya. Pria ini lalu merebut tas krem berisi uang sekitar Rp 200 juta yang dibawa Hj Kholifah. Tak hanya itu, sebilah golok diayunkan pelaku hingga mengenai jari tangan kanan korban. “Kejadiannya sangat cepat, pelaku kemudian kabur naik sepeda motor ke arah kota ■ KE HALAMAN 11

Valeria Perkosa 10 Pria Denny JA Dicatut Dukung Mega-Pro Dijuluki ‘Perempuan Laba-laba’ MOSKOW – SURYA Seorang perempuan muda eksentrik ditangkap polisi Rusia karena meracuni dan memperkosa 10 pria, setelah lebih dulu memancing mereka dengan kecantikannya. Perempuan itu diketahui bernama Valeria K dan berusia 32 tahun. Hobi Valeria cukup unik, yaitu mengoleksi laba-laba beracun. Oleh karena itu ia dijuluki Black Widow, sejenis labalaba raksasa yang ganas terhadap lawan jenisnya. Menurut situs Life.ru, polisi mulai curiga ketika jumlah pasien laki-laki —dengan keluhan yang spesifik— meningkat di rumah sakit. Keluhan itu adalah keracunan klonidin dan trauma berat pada penis. Tidak banyak yang diingat oleh para pria itu, kecuali

JAKARTA – SURYA Direktur Lingkaran Survei Indonesia (LSI) Denny JA belakangan sewot. Masalahnya, beberapa hari terakhir ini fotonya terpampang dalam spanduk bertuliskan “Pilpres Satu Putaran untuk Mega Prabowo”. Tentu saja ia keberatan karena seakan-akan ia mendukung pasangan capres/ cawapres yang diajukan PDIPGerindra itu. Keberatan itu disampaikan kepada Badan Pengawas Pemilu

(Bawaslu) di Jakarta, Senin (22/6). Laporan Denny diserahkan Direktur Perhimpunan Peduli Indonesia Agust Budi Prasetyohadi kepada anggota Bawaslu Agustiani Tio Fridelina Sitorus. “Kami melaporkan dalam beberapa hari terakhir muncul spanduk Gerakan Pilpres Satu Putaran, tapi milik nomor satu. Masalahnya, di situ ada gambar

Denny JA. Itu kesannya Denny JA mendukung Mega-Pro. Ini keberatan beliau. Kami ingin agar kasus ini diusut,” ujar Agust. Barang bukti diserahkan kepada Bawaslu berupa spanduk dan satu eksemplar koran Warta Kota yang memberitakan beredarnya spanduk tersebut.

Tak Puas Vonis Hakim

S

ESUDAH dibui selama enam bulan 18 hari –sebagai tersangka dan terdakwa perkara dugaan penganiayaan— Marcella Zalianty segera bebas dua hari lagi. Ini setelah majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Pusat (PN Jakpus), Senin (22/ 6), menjatuhkan vonis enam bulan 20 hari dipotong masa tahanan bagi aktris cantik tersebut. Bagaimana reaksi Marcella mendengar putusan itu? Marcella, yang ditahan sejak 5 Desember 2008, mengaku tetap tidak puas, karena merasa tak bersalah. “Saya nggak puas pastinya, karena saya masih dijerat bersalah. Saya bisa meyakini bahwa saya tidak bersalah,” tuturnya, seusai persidangan.

■ KE HALAMAN 11

■ KE HALAMAN 11 kapanlagi

Penderita Penyakit Aneh, yang Kehilangan Wajah

■ KE HALAMAN 11

Tumini Hanya Mau Diobati di Rumah Penyakit aneh yang diderita Tumini, 63, mengundang perhatian dan keharuan dari berbagai pihak. Tumini yang kehilangan hampir seluruh wajahnya akibat digerogoti basal lomia itu, kemarin dikunjungi para pejabat dari Pemkab Madiun dan DPRD setempat serta warga masyarakat yang bersimpati.

Pengurangan Hukuman

T

OLE menghadiri sidang menarik mengenai pencurian di sebuah mal. “Sesudah mendengarkan kasusnya, kami menjatuhkan vonis 4 bulan. Ini jauh lebih ringan dari tuntutan,” kata hakim. “Gimana penuntut umum, ada keberatan.” Hening sejenak. Tiba-tiba dari arah belakang terdengar suara. “Maaf Pak Hakim, saya keberatan.” Hakim menoleh,”Lho, kok Anda yang keberatan.” Seorang pria berdiri,”Begini Pak Hakim, masalahnya, dia itu mengambil barang yang kami diskon sampai 45 persen. Masak hukumannya juga didiskon.” ■ Cak Sur

SUDARMAWAN, D. REKOHADI MADIUN, SURABAYA surya/sudarmawan

SEMPIT - Kamar sempit inilah menjadi tempat tidur utama Tumini selama dalam penderitaannya, Senin (22/6).

K

ENDATI uluran bantuan berdatangan, warga RT 08/RW 03,

Dusun Punden, Desa Nglanduk, Kecamatan Wungu, Kabupaten Madiun, itu tidak bisa memenuhi tawaran untuk berobat ke rumah sakit (RS). Tumini mengaku pasrah

C M Y K

HARIAN SURYA

menghadapi penyakit yang telah dideritanya sejak 34 tahun lalu itu —yang awalnya hanya berupa sebuah bintil kecil di hidungnya. Tumini tidak tahu apakah penyakitnya itu bisa disembuhkan atau tidak, tapi jika harus jauh meninggalkan rumah untuk berobat, ia tegas menolaknya. “Saya nggak usah dibawa ke mana-mana. Saya sudah ■ KE HALAMAN 11

PAGE 01


C M Y K

2

HARIAN SURYA

PAGE 02

SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

OM ong POLitik “Sejauh tidak masuk ke ranah privasi, keburukan para calon presiden (capres) harus diketahui masyarakat.”

Tujuh ‘Dosa’ KPU Jatim Diungkap KPU Kota/Kabupaten

Ikrar Nusa Bakti, analis politik dari Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) Jakarta, Senin (22/6).■ ant

surya/dok

Kilas Politik KPU Bangkalan Langgar Aturan SURABAYA – Ketua Komite Pemantau Pemilu (KIPP) Jatim, Andreas Pardede mengungkapkan, KPU Bangkalan telah melanggar Pasal 74 Surat Keputusan KPU Nomor 26/2009. Terkait penetapan anggota legislatif DPRD Bangkalan bernama Syaifullah yang memiliki suara sama dengan M Subhan Aziz. Kedua caleg itu sama-sama memiliki suara 3.445. Namun, KPU Bangkalan menetapkan Syaifullah sebagai caleg terpilih. “Seharusnya KPU Bangkalan menetapkan Subhan, karena persebaran suara dia lebih banyak daripada Syaifullah,” tandas Andreas di kantor KIPP Jatim, Senin (22/6). Menurut hasil perolehan suara, Subhan menang di tiga kecamatan, yakni Kecamatan Labang, Kwanyar dan Tragah. Sedangkan Syaifullah hanya menang di Kecamatan Burneh. Ketua KPU Bangkalan, Fauzan Ja’far membantah persebaran suara bukan diperhitungkan dari kecamatan, tapi berdasarakan persebaran di desa. ■ k6

Lamban Penyebaran Kartu Suara SURABAYA – Ketua KPU Kota Mojokerto Chusnul Amin mengatakan, sejauh ini tidak semua kabupaten/kota sudah menerima kartu suara. Padahal, KPU kabupaten/ kota membutuhkan waktu cukup untuk melakukan pelipatan kartu suara, menyortir, dan mengganti kartu rusak. “Kami sudah mendapat logistik hanya tinta dan poster, untuk kartu suara belum juga datang,” keluh Chusnul, Senin (22/6). Pihaknya mengharap, jika kertas suara ini dikirimkan secara lebih cepat, maka akan meminimalkan risiko. Mojokerto hanya membutuhkan 89.418 kertas suara ditambah 2 persen. Untuk proses pelipatan dan sortir dibutuhkan sekitar lima hari. Anggota KPU Jatim Andry Dewanto Ahmad mengatakan, pendistribusian logistik pemilu terus berlangsung. KPU Jatim melakukan pendistribusian logistik pilpres dengan pola mendahulukan yang jarak tempuhnya lebih jauh. ■ bet

Tuntut Dewan Kehormatan

SURABAYA – SURYA KOMISI Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Jatim dituduh melanggar kode etik KPU ketika melakukan rekrutmen calon anggota KPU kota/kabupaten. Lantaran ditemukan banyak indikasi persekongkolan selama proses berlangsung. Senin (22/6), 20 calon anggota KPU gagal dari sembilan kota/kabupaten mengadu ke Komisi A (hukum dan pemerintahan) DPRD Jatim sebelum meneruskannya ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) dan KPU Pusat. Mereka menuding KPU Jatim melakukan praktik nepotisme (perkawanan) ketika perekrutan. Hanya teman dekat dari anggota KPU Jatim saja yang ditetapkan menjadi anggota KPU kota/kabupaten. “Kami besok (hari ini, Red) akan ke Jakarta. Kami mendesak agar KPU Pusat membentuk dewan kehormatan (DK) KPU untuk mengadili (memecat anggota KPU Jatim, Red). Karena sudah ada konspirasi dalam proses itu,” kata Moch Eksan, calon gagal dari Kabupaten Jember saat mengadu di DPRD Jatim. Indikasi konspirasi KPU tersebut dilontarkan juga oleh

DAFTAR DOSA : 1. Kader Parpol Lolos 10 besar 2. Nepotisme 3. Membocorkan soal ujian 4. Fit and propertest tak terjadwal. 5. Tak Tertib Administrasi 6. Memilih Calon Berperkara Hukum 7. Tidak transparan k6/sumber: wawancara

calon lain dari Banyuwangi bernama Eko Suryono. Eko menyebut, KPU Jatim pilih kasih ketika mengklarifikasi calon anggota dari kader partai. Padahal syarat anggota KPU tidak boleh menjadi anggota partai lima tahun ke belakang. “Ada dua orang pengurus parpol terpilih 10 besar KPU Banyuwangi,” ungkap Eko seraya menyebut nama Erfan Hidayat menjabat di biro hubungan dan panwasda dan Haryanto (wakil ketua bidang komunikasi politik). Sikap yang berbeda terjadi pada rekrutmen KPU Jember, KPU Jatim mencoret dua kader parpol bernama: Baktiar dan Bambang Sunggono. Keduanya sempat lolos 10 besar. “Sebelum fit and proper tes berlangsung, kami sudah melaporkan ke KPU Jatim, tapi nyatanya mereka bergeming,” lanjut Eko, sembari menunjukkan bukti surat keputusan DPC PDIP Banyuwangi yang mencantumkan nama mereka. Selain itu, 20 orang tersebut juga membeberkan kejanggalan lainnya. Misalnya, perlakuan istimewa KPU Jatim terhadap Ketty Setyorini-calon dari Jember. Uji kelayakan Ketty ini dilakukan langsung oleh Nikmatul Hidayati (Ketua KPU Jatim) dan Agung Nugroho (anggota KPU). Hebatnya lagi, uji kelayakan dilakukan secara kilat, hanya empat jam sebelum KPU Jatim melantiknya di Gedung Negara Grahadi bersama calon lain. Salah satu anggota KPU juga ada yang membocorkan soal

surya/iksan fauzi

WADUL DEWAN - Sekitar 20 mantan calon anggota KPU kota/kabupaten yang tidak lolos wadul ke DPRD Jatim, Senin (22/6). Setelah dari DPRD, rencananya mereka mendesak Bawaslu merekomendasi kepada KPU Pusat membentuk dewan kehormatan mengadili KPU Jatim. ujian tes. Contoh soal yang diperlihatkan kepada Surya itu dikeluarkan oleh Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI). Soal tersebut dibagikan kepada semua calon anggota berbasis GMNI yang mendaftar sebagai anggota KPU kota/ kabupaten. “Soal yang dibagikan isinya sama persis seperti yang diberikan kepada calon

anggota saat tes KPU,” ujar Nurdiansyah, perwakilan LSM Kajian Rakyat Jember yang ikut mendampingi calon gagal itu. Ketua Panwaslu Jatim, Sri Sugeng Pudjiatmiko mengatakan, tidak tahu menahu masalah rekrutmen yang dilakukan KPU Jatim. Namun, kalau memang itu benar, mantan calon tersebut bisa langsung ke Badan

pengawas pemilu (bawaslu) agar merekomendasikan KPU Pusat membentuk dewan kehormatan untuk mengadili KPU Jatim. “Nanti Bawaslu akan mengkaji temuan mereka (mantan calon anggota KPU kabupaten/kota). Kalau memang itu merugikan dan melanggar kode etik, bawaslu pasti merekomendasikan,” ujarnya. ■ k6

Sudah Sesuai Prosedur ANGGOTA KPU Jaitm Andry Dewanto Ahmad mengatakan, seleksi KPU kota/kabupaten itu melibatkan banyak pihak sesuai ketentuan undang-undang. Di antaranya, melibatkan DPRD dan bupati setempat serta KPU Jatim untuk membentuk tim seleksi. Sehingga Andry membantah semua tudingan mantan calon anggota KPU itu. Ia juga membantah calon Banyuwangi, Erfan dan Haryanto masuk 10 besar. Bahkan, mereka berdua produk tim seleksi. Sedangkan tim seleksi di Banyuwangi ada yang menjadi kader partai.

“Kalau mereka masuk 20 besar menang iya, tapi mereka tidak masuk lima orang terpilih,” ungkap Andry melalui ponselnya, Senin (22/6). Mengapa 20 besar? Padahal, anggota KPU Jatim sebelumnya sudah menetapkan 10 orang terpilih dimasing-masing kabupaten/kota untuk diuji kelayakan mereka? Ditanya ini, Andry mengungkapkan, banyak surat dari organisasi masyarakat yang representatif dari masyarakat mengirimkan surat ke KPU Jatim. Di antaranya, mengungkapkan, ada tim seleksi yang tidak lolos pendidikan S1 (sarjana) dan ada juga yang menjadi kader partai. ■ k6

Golkar Curigai Manipulasi Penggabungan TPS SURABAYA – SURYA DPD Partai Golkar Jatim mencurigai adanya manipulasi penggabungan tempat pemungutan suara (TPS) pada Pilpres 2009 mendatang. Hal ini sangat merugikan pasangan Jusuf Kalla (JK) –Wiranto. Pasalnya, TPS yang dihilangkan sebagian besar berada di kantong-kantong partai berlambang beringin. Diberitakan sebelumnya, jumlah TPS di Jatim akan susut menjadi 69.914 TPS yang sebelumnya ada 80.040 TPS. Golkar Jatim menuding adanya permainan dengan hilang-

nya sekitar 10.126 TPS. Berkurangnya jumlah TPS akan berpengaruh terhadap kehadiran pemilih yang harus menempuh jarak lebih jauh untuk menuju TPS. “Ini sangat merugikan kami, TPS-TPS kantong-kantong Golkar ada kecenderungan disatukan,” lontar Gatot Sudjito, Wakil Ketua DPD Partai Golkar Jatim, Senin (22/6). Mengantisipasi adanya kecurangan, Gatot yang juga Ketua Tim Pemenangan JK-Win Jatim sudah menginformasikan kepada para kader Golkar dan Hanura, serta elemen-

elemen pendukung JK-Wiranto, seperti PKNU, NU dan Muhammadiyah, serta sukarelawan lainnya untuk mewaspadai manipulasi TPS ini. Pihaknya juga akan meningkatkan kemampuan para saksi di setiap TPS. Tugasnya tidak hanya mengawasi, tapi

juga memastikan agar simpatisan Golkar dan pendukung JK-Wiranto untuk datang ke TPS pada 8 Juli nanti. Tapi tengara itu dibantah anggota KPU Jatim Andry Dewanto Ahmad. Menurut Andry tidak mungkin KPU akan merugikan salah satu kandidat

dalam pilpres 2009 ini. Andry mengatakan, KPU Jatim tetap bersifat netral dan memberlakukan setiap kandidat dengan sama. “Penggabungan TPS itu amanat undang-undang bahwa untuk pilpres satu TPS maksimal jumlah pemilihnya 800 orang,” jelasnya. ■ bet

antara/r. rekotomo

PABRIK JAMU - Cawapres Prabowo Subianto (berpeci) berdialog dengan salah seorang karyawan pabrik jamu PT Sidomuncul di Ungaran, Senin (22/6).

KPU Copoti Spanduk Pilpres Satu Putaran UNGARAN-SURYA Calon wakil presiden (Cawapres) Prabowo Subianto meyakini masyarakat sudah dewasa dan tidak mudah dikelabui iklan yang memaksa pemilihan presiden (pilpres) hanya satu putaran. “Di sini bukan sistem kerajaan. Biarkan rakyat memilih secara dewasa jangan dipaksa- paksa,” kata Prabowo usai berkunjung di pabrik jamu PT Sidomuncul, Ungaran, Semarang, Senin (21/6). Prabowo mengajak semua pihak mendewasakan sikap politik masyarakat dengan cara melaksanakan pemilu yang berkualitas. “Kecurangan DPT (daftar pemilih tetap) seperti kemarin (pemilu legislatif) harus dihentikan” tandasnya. Wakil ketua tim kampanye Megawati – Prabowo (Mega- Pro), Muhdi PR yang mendampingi Prabowo menyatakan hampir mustahil pilpres berlangsung satu putaran. Indikasinya, survei-survei menyatakan elektabilitas capres SBY turun. “Tren turun itu terus berlangsung sampai hari H pemilu,” duganya. Bak gayung bersambut, puluhan spanduk berisi ajakan pilpres satu putaran,

diturunkan KPU Kota Surakarta bersama Satpol PP setempat. Selain dinilai menyesatkan pemilih, spanduk itu juga mendiskreditkan pasangan capres lain. Anggota KPU Surakarta Pata Hindra Aryanto, mengatakan spanduk tersebut liar karena tidak ada ijin dan tidak jelas siapa pemasangnya. “Isinya juga bisa menyesatkan kalangan awam yang kurang memahami mekanisme pilpres. Selain itu ada laporan keberatan dari tim kampanye pasangan JK-Wiranto,” ungkapnya.

Pupuk Langka Dialog Prabowo dengan kelompok petani binaan PT Sidomuncul terlontar kelangkaan pupuk yang kerap menghantui petani. Menurut Prabowo, hal itu akibat sistem ekonomi liberal yang diterapkan pemerintah. Sistem yang menyerahkan pada mekanisme pasar. “Seharusnya pupuk tidak boleh dijual bebas. Karena pupuk itu diproduksi oleh pabrik milik pemerintah, BUMN, dan mendapat subsidi dari APBN,” papar mantan Pangkostrad itu. ” Dan ini harus dihentikan dan kami akan melakukan perubahan,” janjinya. ■ ian/dtc

Muhammadiyah Bukan Prioritas SBY SURABAYA - SURYA Anggota organisasi masyarakat (ormas) Muhammadiyah yang memiliki hak suara di Jatim bukan lagi menjadi target prioritas PAN untuk menarik suara bagi pasangan capres SBY – Boediono dalam Pilpres 8 Juli mendatang. Sinyalemen itu diucapkan Wakil Ketua DPW PAN Jatim, Achmad Ruba’ie saat ditemui di Kantor DPW PAN Jatim, Senin (22/6). “Sebagai partai plural, PAN akan bekerja keras untuk mencari suara dari siapa pun, tidak hanya dari Muhammadiyah karena mereka sudah mendeklarasikan Partai Matahari Bangsa (PMB),” papar Ruba’ie. Bagaimana dengan banyaknya tokoh Muhammadiyah, seperti Din Syamsuddin (Ketua Muhammadiyah) dan Syafi’i Ma’arif (mantan ketua Muhammadiyah) menyatakan dukungan kepada pasangan Jusuf Kalla-Wiranto (JK-Wiranto)? Ruba’ie berujar, “Sah-sah saja mereka mendukung calon lain, tapi tokoh lainya seperti Amien Rais sudah menyatakan mendukung SBY-Boediono,” jawabnya. Beberapa waktu lalu, konsolidasi di Solo dengan tiga Provinsi Jateng dan Daerah Istimewa Jogjakarta, telah ada komitmen mendukung SBYBoediono. Untuk misi itu PAN akan memprioritaskan suara dari orang-orang yang memang mau menjadi pendu-

surya/dok

Achmad Ruba’ie kung pasangan SBY-Boediono. “Kami akan mengeluarkan keringat dari simpul-simpul masyarakat dan kita tidak mengelompokkan masyarakat,” kata Ruba’ie yang menjanjikan tiga juta suara bagi pasangan capres SBY. Sedangkan, sisa waktu menjelang pilpres yang kurang 16 hari lagi ini, Ruba’ie mengaku akan mengoptimalkan pelatihan kepada saksi. Saksi tersebut akan ditaruh di tempat pemungutan suara (TPS). “Kami beri pembekalan di antaranya, hak-hak calonnya harus diperjuangkan. Misalnya, terhadap kecurangan yang akan terjadi,” paparnya. ■ k6

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 02


C M Y K

3

SURYA SELASA 23 JUNI 2009

Surabaya

HARIAN SURYA

PAGE 03

CALON TARUNA MENCURI PONSEL Ingin menjadi polisi kok mencuri. Adi, 18, calon taruna di Polda Jatim tertangkap basah mencuri ponsel milik peserta lain, Dwi (bukan nama sebenarnya). Ponsel itu belum dimatikan ketika Dwi bersama Provost Polda mengontak nomornya. Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Pol Pudji Astuti, melimpahkan kepada Satreskrim Polwiltabes Surabaya. ■ rie

Tikala Shiatsu Masuk Surabaya

surya/sugiharto

SURABAYA - SURYA Tikala Shiatsu, wisata relaksasi keluarga asal Kota Manado, secara resmi beroperasi di Surabaya dengan membuka cabang ke 15 di Jl Anwari, Senin (22/6). Panti pijat terkemuka di ujung utara Pulau Sulawesi ini memadukan pijat tradisional (meremas-remas) dengan stressing Thailand (stressing) dan accupressure alias totok (shiatsu) Jepang. “Konsep ini adalah satu-satunya di Surabaya. Kami memulai di Manado tujuh tahun lalu,” kata Aleksander July Chang, pemilik Tikala Shiatsu, Senin (22/6). Tikala Shiatsu juga dilengkapi

PERPADUAN - Staf therapist memeragakan metode pijat Thailand (Thai Massage) di Tikala Shiatsu, Surabaya, Senin (22/6). Metode ini dipadukan dengan pijat tradisional lokal dan shiatsu Jepang.

■ KE HALAMAN 4

suya/ahmad zaimul haq

BERMAIN AIR - Sejumlah bocah memanfaatkan air mancur di Taman Bungkul untuk membasahi diri, Jumat (19/6).

Sebaiknya spd mtr tdk boleh lewat jmbt suramadu, spt berlaku dijln tol, shg ferry tetap terhidupi dan pengwsan thdp keamanan jmbt lbh mudah. +6281553312312 Yth bpk ibu kab sidoarjo yg menanggani sertifikat tanah org kecil d desa sadang taman sda mohon segera di selesaikn,da keluar uang bnyx +6285731111323 Jln wonokusumo sby utr sprt kali asat (lobang/dlm),agar diprhtkan. +628163607926 Kpd atasan briptu rustam (kmren berjaga dipintu kluar tol porong) hrap dikasih bimbngan. Karna mau nilang aja marah2 +6281553304944 Pak wali kota mojokrto. mhn d pantau bntuan dr dinas pertanian..untk lingkngan keboan kel. gunung gedangn..d manftakn untk keuntngn pribadi. +6281615356995 Gimana kalau listrik warung dan toko di terminal mnk koncar wonorejo lumajang tanpa meteran.semua nunut ke kantor DLAJD. +6285231834848 Pembagian kompor dan tabung gas Di ngawi masih ada pungutan.dr nirwana ngawi +628125927270 Mhon pnjelasn dr INDOSAT knapa stiap mnerima SMS dr 3833 pls sy brkurang Rp 2.250 pdahal sy tdk krim ke 3833. +6285649492128 Kpd bpk kapolda jatim tlng dibrantas oknum polisi yg suka meminta uang rakyat jk tdk mau ditlang,distopan kps krampung & gempol mrk selalu cari2 kslhan. +6281615082839 Kpd dinas pertamanan Sby mohon agar Jl Greges ke Wilangon lampunya dinyalakan,sangat gelap. +628165458256 Mohon maaf kepada pihak2 yg trsinggung atas curhat saya yg “dipalak orang papua di prumahan KAI pacar keling” saya dari awal tidak pernah berniat menghina suatu suku, namun bila ada yg trsinggung saya mohom maaf +6285732030208

PSB Online Mandek Wali Murid Kelimpungan SURABAYA - SURYA KELUH kesah wali murid mengawali pendaftaran PSB bagi jalur RSBI, rekomendasi, prestasi, dan inklusi, Senin (22/6). Begitu diakses, situs PSB online langsung mandek (berhenti). Pendaftaran dibuka pada pukul 08.00 WIB. Satu jam kemudian, situs www.psbsbyonline.net langsung mati. Tak lama kemudian, wali murid beramai-ramai ‘ngeluruk’ kantor Dindik. “Lebih baik pakai cara lama, kalau pakai online begini malah kacau,” keluh seorang ibu dari Sidoarjo yang hendak mendaftarkan anaknya melalui jalur rekomendasi. Ibu ini semakin terlihat kesal karena petugas di Dindik tak bisa menjawab pertanyaan wali

murid. Selain mengeluhkan situs PSB yang tak dapat diakses, wali murid juga banyak yang meminta penjelasan mengenai syarat-syarat pendaftaran, terutama untuk jalur rekomendasi. “Kemarin saya ke SMK 5. Petugas meminta saya membawa surat rekomendasi dari Dindik Mojokerto ke sini, padahal ternyata yang perlu hanya SKHUN dan print pendaftaran online,” ungkap Arlika, warga Mojokerto, yang akan mendaftarkan anaknya

(Oki Aditya, lulusan SMPN 7 Mojokerto) ke SMKN 5 Surabaya. Selain jalur rekomendasi, yang juga bermasalah adalah jalur RSBI. Beberapa siswa ditolak dengan alasan nilai tidak memenuhi syarat, padahal nilainya layak RSBI. Ada juga wali murid yang melaporkan adanya nomor tes RSBI kembar. “Ini yang sah yang mana? Nomor tes dan ruangan tes anak saya kok bisa sama persis dengan pendaftar lain,” ujar wali murid dari siswa Nicky Permata Putra. Pria merahasiakan namanya ini menunjukkan print out pendaftaran RSBI anaknya, yang ternyata memiliki nomor tes 01010042, sama dengan milik Syarif Syamsi A. Koordinator Tim Teknis PSB Online Yudhi Purwananto menerangkan, situs PSB online tidak bisa dibuka, karena data base dimatikan untuk meng up load data. “Sebenarnya data base nilai sudah kami isi

Jalur RSBI : Nilai rata-rata minimal 8,5 atau jumlah nilai UASBN (SD) minimal 25,5 atau jumlah nilai UN (SMP) minimal 34,00. Tak ada nilai di bawah 7,5 Mendaftar jalur RSBI Mengikuti tes dengan jadwal dan tempat sesuai cetak lembar bukti pendaftaran Jalur Rekomendasi: Mendaftar jalur rekomendasi, mengisi data dan nilai Unas Melakukan verifikasi ke Kantor Dindik Surabaya dengan menyerahkan dua lembar fotokopi bukti pendaftaran, SKHUN asli dan fotokopi (bisa diwakilkan) Jalur Prestasi : Melakukan pendaftaran jalur prestasi Melakukan verifikasi ke kantor Dindik Surabaya dengan kelengkapan fotokopi dan sertifikat asli kejuaraan yang dilegalisir KONI, fotokopi dan sertifikat asli Porseni yang dilegalisir dinas P dan K Jatim, fotokopi dan sertifikat asli kejuaraan atau olimpiade sains, SKHUN dan fotokopi ijasah yang dilegalisir. (bisa diwakilkan) Jalur Inklusi: Melakukan pendaftaran jalur inklusi Melakukan verifikasi ke kantor Dindik Surabaya dengan kelengkapan berkas berupa SKHUN asli, fotokopi ijazah dan surat keterangan psikolog yang menyatakan tingkat IQ surya/rendra

2.090 Siswa Ujian Kejar Paket C Mobil Anyar Lali Bojo Kirimane Cak Imam Hidayat Bogangin, Suroboyo

M

OBILE Cak Sur anyar. Olehe ngelapi koyok ngusapi lambe tas mangan. Lek onok bleduk thithik ae wis mbingungi, diseka ambek kapas. Ning Ya sing uring-uringan. Mosok kapas digawe ngresiki rai rong ndina entek sak wadhah. Sing nggarai gregeten. Mobil anyar iku lek bengi digosok ambek susu pembersih sing biasa digawe ngresiki pipine Ning Ya. “Cik kebangetene. Iku lak digawe rai mosok sampeyan gosok nang mobil,” jare Ning Ya. Cak Sur mik mrenges. Bareng mobile ketok kinclong, Ning Ya njaluk diterna nang mal. Tapi pas mlebu mobil, ndilalah udan deres. “Eman mobile, Ning. Numpak sepedha ae tak terno,” Cak Sur nyurung sepedha montor ambek krukupan jas udan. Mau esuk Cak Sur janji ngajak mlaku-mlaku nang Batu. Ning Ya sueneng. Bontotan sing kate digawa dipriksa Cak Sur. Diambus-ambus. “Aku gak gelem mobilku sing anyar mambu iwak pe. Sambel trasi gak usah digawa. Wis, sangu sego ambek ceplok ae,” jare Cak Sur. “Sampeyan iku kedonyan ambek mobil,” jare Ning Ya. Cak Sur mrenges. Arek iku lungguh nyacak setir sing mengkilap ambek ngrungokna lagu. Ning Ya nglebokna barang-barang, bontotan, bantal. “Aku tak adus dhisik, entenana dhiluk,” jare Ning Ya ambek nutup lawang mobil. Cak Sur krungu suara lawang ditutup langsung nyetater. “Dungaren Ning gak lungguh ngarep.” Ning Ya langsung adus kramas dienak-enakno. Bareng mari dandan, arek iku gumun. Lho Cak Sur kok wis gak onok? Mobile yo gak onok. Paling mubeng perumahan. Tapi, sampek rong jam gak mbalik. Bareng sore, Cak Sur mulih. Arek iku gupuh mlebu omah. “Mak… Ning Ya ilang. Aku kudu lapor pulisi!” Ning Ya metu nggawa suthil. “Lapora lek kepingin tak thuthuk suthil.” ■

tahun ini. Data di Dindik Surabaya mencatat ada 1.014 peserta reguler, yang terdiri dari 74 peserta kelompok IPA dan 940 siswa kelompok IPS. Sebanyak 1.076 siswa lainnya merupakan peserta dari SMA dan SMK yang tidak lulus Unas tahun ini. Mereka terdiri dari 666 peserta kelompok IPA dan 410 siswa kelompok IPS. Kabid PLS Olahraga dan Ke-

senian Dindik Surabaya Edi Santoso meminta peserta ujian datang lebih awal, supaya ada waktu mencari tempat ujian. Ia juga mengingatkan kepada PKMB yang menggelar ujian agar tidak membebani peserta dengan pungutan berlebihan. “Biaya Unasnya (ujian Kejar Paket C) gratis. Tapi, untuk ■ KE HALAMAN 4

SURABAYA – SURYA Sembilan hari setelah Jembatan Suramadu resmi beroperasi, Senin (22/6), puluhan karyawan kapal feri langsung dirumahkan (proses menjelang PHK). Jumlah karyawan terkena layoff ini diperkirakan akan bertambah dalam beberapa pekan mendatang. Dari 17 kapal feri milik enam perusahaan pelayaran di Ujung– Kamal, PT PeWeTe menjadi yang pertama perusahaan pertama yang mengambil kebijakan merumahkan karyawan. Dari 120 karyawan yang dipekerjakan di dua kapal, yakni KMP Aeng Mas I dan KMP Banyu Mas, 23 orang resmi dirumahkan sejak 20 Juni 2009. Direktur PT Pewete Bahtera Kencana Etty SA mengatakan,

■ KE HALAMAN 4

DI Gresik, siswa SD dengan kebutuhan khusus atau difabel bisa mulai mendaftar di SMP inklusi dalam PSB, hari ini, Selasa (23/6). Kadindik Chusaini Mustaz telah menyiapkan dua sekolah inklusi yang digabungkan di SMPN 4 Gresik dan SMPN 3 Sedayu. Karena jumlah siswa tidak banyak, yang disiapkan pun kelas mini. Chusaini menyatakan, PSB SMP inklusi berbeda dengan PSB SMP reguler. PSB digelar mendului PSB SMP reguler. Tak hanya itu, Dindik tidak menyediakan pagu tertentu, karena terbatasnya jumlah siswa yang akan masuk SMP inklusi. “Mungkin satu kelas paling banyak diisi 10 siswa,” tegas Chusaini, Senin (22/6). Jumlah nilai Unas tidak diperhitungkan bagi siswa difabel yang mendaftar ke SMP inklusi.

Nilai Unas hanya menjadi tanda mereka telah lulus SD. “Saat ini, kami telah menyediakan sejumlah guru khusus yang akan mengajar siswa berkebutuhan khusus ini,” beber Chusaini. Ada sejumlah siswa SD berkebutuhan khusus yang telah mengikuti Unas. Enam di SDN 7 Sidokumpul, sembilan di SDN Tlogopatut 1, dan tiga siswa SDN Mriyunan Sidayu. Kendati para siswa itu ditempatkan dalam kelas khusus, mereka tetap mendapatkan kesempatan untuk mengikuti kelas reguler. Secara bertahap siswa diperkenalkan untuk mengikuti pelajaran bersama teman lainnya. “Tidak baik jika mereka terus terpisah dengan teman sebayanya. Mereka butuh sosialisasi dan komunikasi,” tegas Chusaini. ■ st3

PSB SISWA INKLUSI DI GRESIK Pendaftaran Seleksi Berkas Pengumuman Diterima Daftar Ulang Pengenalan Sekolah MOS Sumber

: : : : : : :

23-27 Juni 2009 24-30 Juni 2009 1 Juli 2009 1- 4 Juli 2009 6 – 11 Juli 2009 13-15 Juli 2009 Panitia PSB Diknas Gresik

Lima Demonstran Diciduk

Tiga Kapal Gulung Tikar

kebijakan itu diambil sebagai upaya efisiensi. Sebab, dua kapal sudah tak beroperasi sejak Suramadu diresmikan. “Jumlah karyawan yang dirumahkan akan terus bertambah karena dari mana kami dapat membayar gaji mereka, kalau kapal tidak lagi beroperasi,” ungkapnya, Senin (22/6). Ketua DPD Gapasdap Jatim Bambang Hardjo juga memastikan jumlah karyawan kapal feri yang terkena layoff akan terus membengkak. Karena selain dua kapal milik PT PeWeTe, KMP Niaga Ferry II milik PT Sindu Utama juga tidak beroperasi. “Makanya, kami berharap pemerintah dapat melihat keadaan ini dan segera turun tangan,” ujar Direktur PT Dhar-

gakui situs tidak bisa diakses karena data base belum lengkap. Data base itu berisi data digital nilai para pelajar. Data nilai itu diperlukan untuk

Interpelasi Setren Gagal

Suramadu Makan Korban 23 Karyawan Feri Dirumahkan

dengan data dari tiap sekolah. Namun, karena tadi ada data base dari provinsi maka kami menggunakan data dari provinsi,” ujarnya. Ketua Panitia PSB Online Surabaya Ruddy Winarko men-

Kelas Mini bagi Siswa Difabel

SYARAT-SYARAT PENDAFTARAN PSB ONLINE

HARI ini, Selasa (23/6), sebanyak 2.090 siswa SMA di Surabaya akan mengikuti ujian kejar paket C. Ujian digelar di SMAN 5, SMAN 9, SMAN 1, SMAN 2, dan SMAN 6 pukul 13.00 WIB-17.00 WIB. Peserta ujian Kejar Paket C adalah siswa reguler pendidikan Kejar Paket C di Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) dan siswa SMA atau SMK yang tidak lulus Unas

surya/ahmad zaimul haq

BINGUNG - Sekelompok orangtua siswa menyerbu Kantor Dindik Surabaya, Senin (22/6). Mereka meminta penjelasan terkait persyaratan PSB.

ma Lautan Utama ini. Perusahaan Bambang punya lima kapal feri yang melayani penyeberangan Ujung – Kamal. Saat ini, dari 17 kapal feri, yang beroperasi melayani penyeberangan Ujung – Kamal berkisar 8 – 11 kapal. Jumlah ini dapat berkurang lagi jika jumlah penumpang dan kendaraan yang menyeberang terus turun. Kepala PT ASDP Cabang Surabaya Prasetyo B Utomo mengatakan, lima hari setelah tarif tol Jembatan Suramadu diberlakukan, jumlah penumpang, kendaraan roda dua dan empat yang menyeberang turun drastis berkisar antara 50 – 85 persen. ■ KE HALAMAN 4

SURABAYA - SURYA Keberpihakan mayoritas anggota DPRD Surabaya terhadap nasib warga setren kali yang digusur pemkot, nyaris tidak ada. Terbukti, berminggu-minggu rapat paripurna interpelasi tak kunjung berhasil, termasuk rapat Senin (22/6). Rapat paripurna kemarin kembali tidak memenuhi kuorum. Rapat hanya dihadiri 22 anggota dewan, 20 di antaranya adalah yang mengusung interpelasi. Sebanyak 23 lainnya tidak datang. Indikasi gagalnya rapat sudah tercium sejak awal. Rapat yang sedianya digelar pukul 10.00 WIB baru dimulai pukul 11.00 WIB karena belum banyak yang datang. Wali Kota Surabaya Bambang DH tidak hadir, diwakili Arif Afandi.

C M Y K

Saat rapat dibuka, yang hadir baru 20 orang. Ketua DPRD Musyafak Rouf menunda sidang satu jam. Namun, hanya ada tambahan dua anggota, yakni Sandy Julitandra dan Slamet Effendy. Sidang diulur lagi satu jam. Sejumlah pejabat pemkot meninggalkan ruangan. Hingga pukul 01.00 WIB, rapat memutuskan menunda sidang Senin depan. Gagalnya rapat interpelasi ini membuat Musyafak Rouf merasa malu. “Sakjane yo isin nemen rek. Berarti lembaga ini tidak dihargai,” kata Musyafak, usai sidang. Ia bertekad terus menggelar paripurna sampai peserta memenuhi kuorum, Anggota dewan Ahmad Jabir menilai gagalnya interpelasi ini

HARIAN SURYA

■ KE HALAMAN 4

PAGE 03


C M Y K

3

SURYA SELASA 23 JUNI 2009

Malang Raya

HARIAN SURYA

PAGE 3A

RATUSAN ANAK JALANAN DISEKOLAHKAN Dinas Pendidikan Kota Malang dan Aliansi Masyarakat Miskin kini sedang mendata anak-anak jalanan di Kota Malang untuk disekolahkan. Mereka yang melebihi usia sekolah diberi pelatihan, dan yang berusia sekolah didaftarkan ke sekolah formal. “Dari target 500 orang, kini telah terkumpul 300 anak,” kata Dr HM Shofwan, Kepala Dindik Kota Malang, Senin (22/6). ■ ekn

Peringati HANI 2009, Tiga Peserta Terluka BATU - SURYA Peringatan Hari Anti Narkoba Internasional (HANI) 2009 di Kota Batu yang ditandai dengan pemusnahan narkoba dan minuman keras (miras), Senin (22/6) melukai tiga peserta. Dua di antaranya adalah pelajar, dan Ketua Pelaksana Harian BNK Kota Batu, AKBP Sanusi Sahlan, yang terkena percikan api saat hendak menyalakan api di dalam tong pembakaran narkoba. Insiden itu terjadi justru menjelang akhir prosesi pemusnahan miras dan narkoba. Mahfud Hidayat, siswa SMP Islam 1 Batu, terkena pecahan kaca dari botol miras yang dilindas dengan selender (stoomwales). Tak berselang lama, Mei Santi Aji, siswa SMA Hasyim Asy’ari juga terkena percikan api dari pembakaran narkoba. Kobaran api yang sempat membesar dan menjilat kaki kirinya sempat

MUSNAHKAN MIRAS – Sebuah selender menggilas sekitar 3.690 botol miras yang dimusnahkan dalam perayaan Hari Anti Narkoba Internasional di Alun-alun Kota Batu, Senin (22/6).

membuat peserta lainnya panik. “Waktu itu sepatu saya sudah terkena percikan air miras. Jadi saat ada percikan, apinya langsung menjilat sepatu dan kaki saya,” ungkap Mei yang harus dilarikan ke RS Hasta Brata Kota Batu. Saat itu jarak Mei yang juga anak kepala Kantor Pos Kota Batu itu cukup dekat karena ingin menyaksikan sendiri pemusnahan miras dari jarak dekat. Pemusnahan narkoba dan miras yang dihadiri Wali Kota Batu Eddy Rumpoko, Kapolres Batu AKBP Tedjo Wijanarko serta Kajari Batu Warih Sadono di Alun-Alun Kota Batu, kemarin merupakan simbol dari kesungguhan pemkot memerangi narkoba. Sedikitnya ada 3.690 botol miras yang dihancurkan, 503 gram ganja kering, 3.023 butir pil koplo serta 1,8 gram sabu-sabu yang ikut dibakar. ■ st11

sudutkota

surya/agus setiawan

390 Kepala Desa Diawasi Panwas surya/nedi putra aw

PAPARAN - Kepala Wilayah VIII Bank Mandiri, Jianto Hardiman (tengah), didampingi Nur Alfa Agustina, Assistant Vice President Bank Mandiri, menyampaikan paparan workshop wirausaha mandiri di Hotel Santika, Senin (22/6).

660 Mahasiswa Ikuti WMM LOWOKWARU - Bank Mandiri kembali menggelar workshop wirausaha muda mandiri (WMM) 2009 untuk PTN/PTS di Malang. Acara yang bakal digelar Selasa (23/6), di Gedung Samantha Krida Universitas Brawijaya (UB) ini bakal diikuti sekitar 660 mahasiswa. “Ini merupakan yang kedua tahun ini. Sebelumnya kami telah menggelar di Medan,” kata Nur Alfa Agustina, Assisten Vice President Bank Mandiri, didampingi Kepala Wilayah VIII Bank Mandiri, Jianto Hardiman, Senin (22/6). Menurut Nina, sapaan Nur Alfa Agustina, program WMM perwujudan corporate social responsibility (CSR) Bank Mandiri yang dimulai sejak 2007. Program ini bertujuan mendorong generasi muda agar menjadi tangguh dan mandiri, serta mampu menjadi pencipta lapangan kerja bagi diri sendiri dan masyarakat sekitar. “Sasaran kami adalah mahasiswa berwirausaha, maksimal berusia 35 tahun. Kami akan membina dan memberi pelatihan kepada mereka agar mampu berwirausaha,” papar Nina. Program WMM ini juga bagian dari program kemitraan dan bina lingkungan (PKBL) Direktorat Micro and Retail Banking Bank Mandiri. Dalam RUPS Mei 2009 silam, dana kemitraan dan bina lingkungan ini telah dipatok 3 persen dari laba perusahaan, yakni sebesar Rp 5,3 triliun. ■ ekn

SMP-SMA RSBI Kebanjiran Pendaftar Sebagian Hanya Ambil Formulir

Hindari Jadi Tim Sukses Capres KEPANJEN - SURYA PANITIA Pengawas (panwas) Pemilihan Presiden Kabupaten Malang mencium gelagat digunakannya kembali jaringan kepala desa (kades) menjadi tim sukses pasangan capres cawapres. Mulai Selasa (23/6) ini, mereka mengerahkan ratusan petugas pengawas lapangan (PPL) untuk menguntit gerakan para kades tersebut. Ketua Panwas Kabupaten Malang, Ali Wahyudin SH, ketika memberi pembekalan panwascam dan PPL terkait persiapan pilres, Senin (22/6), menuturkan, langkah pengawasan ini untuk menjaga agar para kades tidak lagi telibat dalam aksi dukung-mendukung. Untuk itu, pihaknya telah menyiapkan 390 PPL dan 99 anggota panwascam yang akan menempel pada masing-masing kades. “Kalau ada kades terlibat dukung mendukung, kami nggak akan memberi ampun. Karena itu, PPL harus bekerja keras, jangan ada yang main mata. Kades yang terlibat dukung mendukung capres bisa dihukum minimal 6 bulan dan maksimal 12 bulan,” ujarnya. Keterlibatan kades sebagai tim sukses dalam pemilu memang bukan sesuatu yang baru. Apalagi untuk pilpres kali ini, jabatan itu sangat strategis.

surya/dok

Ali Wahyudin Namun demikian, menurut Ali, bukan berarti semua cara bisa dihalalkan untuk demi mencapai kemenangan. “Kita ingin pilpres ini demokratis, bukan penuh kecurangan seperti pemilu legislatif lalu,” katanya. Kepala Asosiasi Kepala Desa Kabupaten Malang, Didik Gatot Subroto menyatakan, sebagai figur publik, para kades memang harus netral. Namun, sebagai

pribadi, kades memiliki hak politik. “Jadi tetap harus dibedakan, kalau mendukung secara pribadi, tak masalah,” katanya. Ali menambahkan, selain kades, panwas juga membidik para pejabat seperti Bupati Sujud Pribadi, Wabup Rendra Kresna sampai pimpinan dewan, seperti Suhadi SE. Ini karena mereka sudah menyatakan tidak mengambil cuti selama pelaksanaan pilpres ini. “Kami juga mengawasi PPK, karena ada potensi untuk berbuat melebihi kapasitasnya. Seperti pileg kemarin, banyak PPK yang main mata dengan caleg hingga terjadi dugaan penggelembungan suara,” tegas Ali. Anggota KPU Kabupaten Malang, Totok Hariono SH menyatakan, KPU sudah mengantisipasi potensi itu. Ada beberapa PPK yang diawasi khusus pada pilres mendatang karena ulahnya pada pileg kemarin. Karena itu, jika ditemukan ada PPK yang sampai jadi tim sukses capres tertentu, maka KPU mempersilakan panwas untuk memersoalkan secara hukum. Wakil Bupati Malang Rendra Kresna mengaku sengaja tidak izin cuti selama pelaksanaan pilpres mendatang. Namun demikian, bukan berarti dia tidak akan melakukan konsolidasi terhadap pemenangan capres yang dicalonkan Partai Golkar dan Hanura. ■ st12

KLOJEN - SURYA Hari pertama Pendaftaran Siswa Baru (PSB) di beberapa sekolah favorit berstandar internasional di Kota Malang, baik SMP maupun SMA langsung diserbu para calon siswa. Seperti tampak di SMPN 3. Meski baru tahun ini mendapatkan hak dari Departemen Pendidikan Nasional untuk menyelenggarakan sekolah berstandar internasional, calon siswa yang mendaftar sudah cukup banyak. Ketua panitia PSB SMPN 3 Malang, Indro Prayitno mengatakan, hingga penutupan pendaftaran di hari pertama, jumlah calon siswa yang mengambil formulir mencapai 99 orang. Pagu SMPN 3 untuk kelas yang menggunakan pengantar berbahasa Inggris hanya 44 siswa, nantinya akan terbagi menjadi dua kelas, masing-masing berisi 22 siswa. Hal yang sama juga terlihat di SMPN 5 yang memiliki pagu 96 siswa. “Sudah ada 159 siswa yang mengambil formulir pendaftaran,” terang Mamuroh, seketaris panitia PSB SMPN 5 Malang, Senin (22/6).

Pelopor sekolah bertaraf internasional di Kota Malang, SMPN 1, yang tahun ini menetapkan pagu 144 siswa juga kebanjiran pendaftar. Kepala Sekolah SMPN 1 Malang, Burhanudin mengatakan, 177 formulir pendaftaraan sudah diambil calon siswa hingga penutupan pukul 13.00 WIB. Hal yang sama juga terlihat di beberapa SMA negeri yang menyelenggarakan sekolah bertaraf internasional, sperti SMAN 1, 3, 4, 5 dan 8. “Yang mengambil sudah banyak, lebih dari 255. Namun yang mendaftar baru 34 orang,” kata Adi Sasongko, ketua panitia PSB SMAN 3 Malang. Suprayogi, ketua panitia PSB SMAN1 Malang menambahkan, rata-rata calon siswa memang hanya mengambil formulir dan belum langsung mendaftarkan diri. Para calon siswa sepertinya masih memperlajari kelengkapan persyaratan untuk kemudian di hari kedua atau hari terakhir pendaftaraan PSB mandiri hari ini dan besok, Rabu (24/ 6) calon siswa akan berbondong-bondong melakukan pendaftaran. ■ why

MENDAMPINGI - Para orangtua mendampingi putra-putrinya mendaftar rintisan sekolah berstandar internasional melalui jalur mandiri di SMPN 5 Kota Malang, Senin (22/6). surya/nedi putra aw

Gara-gara Internet, Ribuan Warga Kabupaten Sakit Mata surya/nedi putra aw

SAPU DAN PARSEL - Kepala Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Malang Witono SH (kanan), bersama parsel berisi sapu, obat kuat, madu, perangkap tikus, telur, dan jam dinding dari para aktivis Malang Corruption Watch dan Lembaga Bantuan Hukum Pos Malang di kantor Kejari setempat, Senin (22/6).

Kejari Dikado Obat Kuat BLIMBING - Sejumlah aktivis dari Malang Corruption Watch dan Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Pos Malang, Senin (22/6) mendatangi kantor Kejari Kota Malang. Mereka menyerahkan parsel berisi sapu, obat kuat, madu, perangkap tikus, telur, dan jam dinding. Menurut Zia Ulhaq, Koordinator Badan Pekerja MCW, pemberian parsel ini wujud kekecewaan masyarakat terhadap lembaga kejaksaan yang sangat lamban, lemas, dan loyo, dalam penuntasan kasus korupsi di Malang Raya. Bukti kelambanan kejaksaan itu ditunjukkan dengan sedikitnya perkara korupsi yang disidang. Catatan MCW, kasus korupsi di Malang Raya yang disidang di Pengadilan Negeri (PN) hanya kasus kecil. Di antaranya kasus kawasan industri perkebunan (Kimbun), kredit usaha tani (KUT), kenaikan pangkat di Kota Batu, serta ODC SMF Mata RSS Malang. Padahal, banyak kasus korupsi di Malang Raya dengan kerugian negara cukup besar. ”Seperti kasus kenaikan pangkat di Batu, itu kan kecil karena tak ada kerugian negara. Sedangkan kasus besar seperti dugaan korupsi dana Kasda Batu Rp 12 miliar, kasus P2SEM Rp 8 miliar, tunjangan komunikasi intensif Rp 3,7 miliar, dan lainnya saat ini baru penyidikan dan pulbaket,” jelas Zia Ulhaq. Kepala Kejari Malang, Witono menerima kritikan MCW dan LBH tersebut. Namun dia menolak anggapan Kejari lambat menangani kasus korupsi. Ia mencontohkan dua kasus korupsi yang saat ini proses persidangan, yakni kasus dr Safaruddin Refa terkait dugaan korupsi di RSSA dan Dwi Basuki, dugaan korupsi UKM.“Tiga kasus juga ngantri untuk dilimpahkan ke PN. Dua kasus terkait badan meterologi dan satu kasus terkait dugaan korupsi di DPRD Kota Malang, serta kasus penyelewengan dana P2SEM yang merugikan negara Rp 10 miliar,” ucapnya. ■ ekn/why

KEPANJEN - SURYA Musim pancaroba yang tidak menentu terus memberi dampak kesehatan pada warga. Di kabupaten misalnya, dalam enam bulan terakhir jumlah penderita sakit mata terus mengalami lonjakan. Data Dinas Kesehatan (dinkes) Kabupaten Malang mencatat hingga Juni ini, terdapat 3.976 pasien penderita sakit mata. Menurut dr Agus W Ari-

fin, Kepala Dinkes Kabupaten Malang, angka ini terus meningkat seiring meningkatnya pencemaran udara. “Jumlah penderita sakit mata ini di luar dugaan karena meningka sangat tajam. Padahal sepanjang 2008 lalu, jumlah penderitanya hanya 141 orang,” terang dr Agus, Senin (22/6). Karena itu, ia meminta masyarakat untuk lebih menjaga kesehatan matanya.

Apalagi jika sering berada di jalanan atau di depan komputer. “Iritasi mata juga menjadi penyebab sakit mata karena terlalu banyak menghabiskan waktu di depan komputer, seperti untuk browsing internet atau bermain games,” jelasnya. Anggota FPDIP DPRD Kabupaten Malang, Sueb Hadi meminta dinkes cepat mengatasi hal ini. Ini karena para sakit mata biasa menyerang warga miskin

itu. “Kasus seperti ini jangan hanya dijadikan wacana. Harus ada langkah proaktif bagaimana penganggaran untuk pengobatan mereka,” tegas Sueb. Mengenai pernyataan kadinkes bila mereka yang menderita penyakit mata karena lama berada di depan internet, menurut Sueb, hal itu baru perkiraan. Belum melalui uji lab atau penelitian ilmiah. “Jangan sampai pernyataan kadinkes itu malah

menyebabkan orang enggan memanfaatkan teknologi informasi,” tuturnya. Selain sakit mata, pada musim kemarau ini, juga terjadi peningkatan jumlah penderita Infeksi Saluran Pernapasan Akut (ISPA). Hingga memasuki minggu ketiga ini, jumlah penderita sudah mencapai 141 orang. Sementara data pada tahun lalu hanya mencapai 148. ■ vie/st12

D’have, Sisi Lain Komunitas Mahasiswa Kota Malang

Jadi Anggota Tak Harus Berduit, yang Penting Punya Mobil Kota Malang memang menyimpan segudang identitas. Mulai dari kaum urban hingga kelompok hedon. Semua tercipta dan hidup di tempat ini dengan segala aktivitasnya. CAHYO NUGROHO BLIMBING

J

UMAT malam. Jarum jam baru menunjukkan pukul 21.00, saat sekelompok mahasiswa bercanda penuh semangat sambil lesehan di sebuah emperan rumah toko di kawasan Jl Soekarno Hatta. Tak ada yang istimewa dari pembicaraan itu, kecuali musik hip hop yang mengalun serta deretan mobil hybrid mewah di belakangnya. D’have. Demikian kelompok anak-anak muda ini bisa disapa. Malam itu adalah kali kesekian mereka bertemu, kongkow-kongkow bersama melepas penat selepas sepekan kuliah. Malam itu, sengaja mereka membincangkan ’isu baru’. Tentang onderdil mobil. “Bagaimana, sudah kau

ganti berapa kali velg yarismu itu. Aku sudah nambah audio lagi lho,” kata seorang dari mereka. Saling bertukar ide dan, terkadang mengolok. Begitulah yang terjadi saat ada rekannya yang tidak mengikuti perkembangan perkembangan kekinian tentang onderdil mobil. Dewa Gde Mahendra, ketua D’have mengungkapkan, untuk menjadi anggota komunitas ini, selain harus punya kendaraan, mereka harus benar-benar bersih dari narkoba. Sejak awal didirikan, Desember 2008 silam, D’have memang ditujukan menampung anak-anak yang hobi mobil di Fakultas Ekonomi Universitas Brawijaya. “Tiap Jumat malam kami ngumpul bersama di sini. Selain ngobrol sana-sini tentang mobil dan kendaraan bermo-

surya/Agus Setiawan

KELAS ATAS – Komunitas mahasiswa penggemar mobil Malang, D ‘ Have di depan kendaraan pribadi, Jumat (19/6). tor, biasanya kami konvoi di Kota Malang dan ngopi bersama-sama,” tutur Dewa. Menurut Dewa, sejak pertama didirikan komunitas ini diberi nama D’have, namun bukan berarti 30 orang yang ikut kelompok ini kaya-kaya. “D’have adalah doa agar setelah lulus kuliah, kami anakanak D’have bisa mapan,

mendapat uang banyak dan tidak hidup melarat dan terlunta-lunta,” katanya. Untuk bisa menjadi anggota D’have, kata Dewa, tidak harus orang kaya. “Yang penting punya mobil atau kendaraan bermotor. Dari 30 anggota saat ini, hanya 20 kok yang punya mobil,” tegas Dewa. Ia kemudian menyebut mereka yang menja-

C M Y K

di angota berasal dari Universitas Brawijaya, UMM, STIE MalangKucecwara serta beberapa pelajar. Mayendra Eka Putri, anggota D’have asal UMM mengaku, awalnya ia sempat khawatir ketika masuk menjadi anggota D’have. Namun sejak bergabung Februari lalu, ternyata kegiatan klub ini positif semua. “Saya senang bergabung dengan D’have, semakin banyak memiliki teman, rasanya seperti keluarga sendiri,” kata Yeyen, panggilan akrab Mayendra Eka Putri yang mengaku mendapat banyak ilmu baru tentang merawat kendaraan dari teman-temannya. D’have adalah salah satu potret pencarian jati diri mahasiswa. Di tengah gelombang hedonisme yang makin melanda, mereka berupaya melakukan sesuatu yang dinilai masih bermanfaat. Selain diskusi populer, sejumlah aktivitas sosial pun dilakukan. “Saat ada tragedi Situ Gintung lalu, kami juga turun membantu. Kami ingin memberi apa yang kami bisa, ‘’ kata Dewa. ■

HARIAN SURYA

PAGE 3A


C M Y K

4

HARIAN SURYA

PAGE 04

Surabaya

SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

INTERNET - Seminar tentang kiat orangtua mendampingi anak berinternet di Hall YPPI Dhamahusada Surabaya, Selasa (23/6), pukul 10.00 WIB.

UNJUK KEBOLEHAN Kadet Akademi Angkatan Laut menunjukkan kebolehannya bermain marching band saat persiapan peringatan Hari Penerbangan TNI AL di Pangkalan Udara TNI AL Juanda, Sidoarjo, Senin (22/6). Peringatan kali ini tanpa ada demo tempur dan flypass pesawat patroli maritim ataupun helikopter karena ada kebijakan pengawasan penggunaan alutsista TNI.

PANGAN - Diskusi tentang strategi ketahanan pangan dan pengentasan kemiskinan di Hotel Santika, Surabaya, Selasa (23/6), pukul 12.00 WIB. GURU BESAR - Pengukuhan guru besar di Bangsal Pancasila Universitas Wijaya Kusuma Surabaya, Selasa (23/6), pukul 09.00 WIB.

Disiapkan, Bus Suramadu SURABAYA- Sejalan dengan pembukaan Jembatan Suramadu, Dinas Perhubungan (Dishub) Surabaya berencana mengoperasionalkan bus perbatasan. Bus ini hanya melayani penumpang yang menyeberang dari Surabaya ke Madura tanpa melewati kedua daerah tersebut. Plt Kadishub Surabaya Eddi mengatakan, bus ini fungsinya hanya memandu penyeberangan. “Bus ini tidak akan mengganggu angkutan kota (angkota) karena tidak beroperasi di dalam kota,” jelas Eddi, Senin (22/6). Pengoperasionalan bus ini sejalan dengan pembukaan terminal tipe C yang rencananya dibangun di kaki kawasan Jembatan Suramadu, tahun ini. Kini, rencana itu sudah memasuki tahap detail engineering design (DED) dan feasibility study (FS). Pengoperasionalan bus perbatasan ini sebagai jawaban penolakan atas permintaan sejumlah perusahaan otobus (bus kota) untuk masuk ke Madura. ■ uus/uji

surya/sugiharto

40 Warga Diserang Chikungunya Minta Segera Di-fogging

surya/wiwit purwanto

NYARU PEGAWAI PLN - Tujuh orang pencuri Kabel PLN, ketika diperiksa di Mapolwiltabes Surabaya, Senin (22/6).

Kabel Beraliran Listrik Dicuri SURABAYA- Tujuh kawanan pencuri ini benar-benar nekat. Mereka mencuri kabel tegangan menengah dan menggantinya dengan kabel yang ukurannya lebih kecil, dalam kondisi arus listrik tetap mengalir. Komplotan itu lima orang anggotanya pernah berprofesi sebagai tukang listrik (instalatir) yakni Sudirman alias Munir, 50, dan Hanafi, 49, keduanya warga Sukodono, Sidoarjo. Kemudian Abdul Jalil, 34, warga Taman, Sidoarjo, Rochman, 48, warga Jetis, Mojokerto, dan Tugirin Nawanto, 35, warga Buduran, Sidoarjo. Sedangkan dua oang yang membantu aksi tersebut, Ngatenu, 46, dan Rokim, 27, keduanya warga Sukodono, Sidoarjo. “Mereka tertangkap di Jl Candi Lempung, Tandes, saat mengganti kabel PLN,” kata AKP Arbaridi Jumhur, Kanit Idik I Satreskrim Polwiltabes Surabaya, Senin (22/6). Komplotan ini ketika beraksi di siang bolong, menyaru sebagai petugas PLN. “Mereka memakai baju biru telur asin, seperti halnya seragam PLN,” jelas Jumhur. ■ iit

Darat dan Udara Disiagakan SURABAYA - Selama libur panjang 29 Juni-12 Juli, diperkirakan bus yang berangkat dari Terminal Purabaya 900-1.100, akan menjadi sekitar 1.300 perjalanan. Kepala UPTD Terminal Purabaya, May Ronald, mengatakan, pada hari biasa rata-rata penumpang mencapai 29.000, pada libur panjang sekolah diperkirakan menjadi 50.000 orang. Bus ke wilayah barat, seperti Solo-Jogjakarta dan KediriTulungagung dipastikan lebih banyak dibanding wilayah lainnya. Khusus bus eksekutif dan bisnis, hanya bus tujuan tertentu, misalnya Bali yang penumpangnya penuh karena jumlah armada jalur ini hanya 16. Ronald juga memperketat penjagaan terminal. Mulai Jumat (26/6), tiap shift ditambah 22 petugas dari awalnya 60 orang. Sementara PT KA Daops VIII Surabaya memaksimalkan dan menambah gerbong KA reguler 3-4 gerbong. Misalnya, KA Gaya Baru jadi 10 gerbong, KA Pasundan sembilan gerbong, dan KA Sancana delapan gerbong. Di Bandara Juanda, menurut Firstson Mansyur, Asisten Manajer Sistem Informasi Manajemen, penumpang domestik dan internasional dari 23.000 orang diperkirakan menjadi sekitar 30.000 penumpang. ■ uji/jos

PSB Online... ■ DARI HALAMAN 3

membuat rangking para pendaftar. Peringkat pendaftar dengan nilai lebih rendah akan otomatis diturunkan sistem jika ada pendaftar dengan nilai lebih tinggi. “Kami mohon maaf, karena situs tidak bisa diakses pada waktu yang sudah ditetapkan,” ujar Ruddy. Meski terjadi kesalahan teknis, Kadindik Surabaya Sahudi menegaskan tidak ada perpanjangan waktu pendaf-

taran. Proses pendaftaran sesuai jadwal yang ditetapkan dinilai masih cukup waktu. “Begitu situs bisa dibuka bisa langsung mendaftar masih ada waktu,” ujar Sahudi. Pendaftaran jalur rekomendasi dibuka hingga Kamis (25/ 6) dan pendaftaran RSBI dibuka hingga Rabu (24/6). Hingga Senin ( 22/6) sore meja pelayanan PSB online di kantor Dindik yang semula difokuskan untuk pelayanan proses verifikasi, tidak bisa berjalan optimal. Hanya ada sekitar 50 pendaftar jalur rekomendasi yang mengumpulkan per syaratan verifikasi. ■ rey

Suramadu Makan... ■ DARI HALAMAN 3

Berdasar data, jumlah penumpang feri sekarang hanya 12.500 orang, sepeda motor 5.000, dan kendaraan roda empat 700 buah. Padahal, sebelumnya jumlah penumpang dapat mencapai 25.000 orang, sepeda motor 10.000, dan kendaraan roda empat 5.000. “Kalau tidak segera disikapi serius, akan banyak kapal tidak beroperasi,” tukasnya. Kepala DPC Gapasdap Surabaya Hari minta agar perusahaan besar – seperti PT Jembatan Madura dan PT Dharma Lautan Utama yang punya enam dan lima kapal mau memindah kapal ke lin-

tasan lain. “Langkah itu penting dilakukan untuk memberi kesempatan perusahaan kecil yang hanya punya satu atau dua kapal saja agar tidak mati,” harapnya. Sementara itu, berdasar data di PT Jasa Marga Cabang Surabaya, selama lima hari beroperasi sejak 17 Juni 2009, jumlah kendaraan yang lewat tol Suramadu, untuk sepeda motor rata-rata 25.000 per hari dan kendaraan roda empat rata-rata 11.000 per hari. “Itu berdasar rekap data yang telah kita evaluasi setiap harinya,” ujar Kepala Cabang PT Jasa Marga Tol Surabaya – Gempol dan Suramadu Agus Purnomo. ■ uji

SIDOARJO - SURYA SEDIKITNYA 40 warga RT 12/RW III, Desa Siwalan Panji, Kecamatan Buduran terserang chikungunya. Mereka mengeluh sulit berjalan dan seluruh badan rasanya sakit terutama di persendian kaki. Serangan ini berlangsung sejak dua minggu lalu, tetapi tak ada penanganan serius. Warga yang menderita lumpuh layu hanya mendapat obat jika datang ke puskesmas. Dewi Rahmawati, salah satu warga, lumpuh selama beberapa hari.

“Suami dan anak saya juga terserang chikungunya. Sudah beberapa hari saya tak bisa berjalan. Setelah dibawa ke Puskesmas Buduran, sakitnya agak sembuh,” tutur Dewi Rahmawati, Senin (22/6). Meski merasa agak sembuh, jalannya

masih pincang menahan sakit di persendian kaki. “Suamiku malah tidak bisa berjalan selama dua hari dan di tubuhnya muncul bintik-bintik merah,” kata Dewi saat ditemui di rumahnya. Hal senada juga diungkapnkan suami istri Suhari dan Darminah. Keduanya baru bisa berjalan dan sebelumnya tergolek di ranjang tidur. “Kalau tidak dipaksakan berjalan, penyakitnya tidak sembuhsembuh. Ini saja masih tertatih-tatih,” kata Suhari. Penyebab penyakit ini sejenis virus, yaitu Alphavirus dan ditularkan lewat nyamuk aedes aegypti, nyamuk yang juga menularkan penyakit demam berdarah dengue. Meski

Tikala Shiatsu... ■ DARI HALAMAN 3

dengan paket treatment khusus, yaitu Manado unique massage berupa perawatan telinga (ear therapy) dan face accupressure (totok wajah). Terapi telinga berguna untuk mengeluarkan toksin dan melancarkan peredaran darah di area telinga serta kepala. Selain itu juga untuk mengobati

surya/ahmad zaimul haq

STANDAR MASTER - Jesslyn Julia Gunawan, 12, saat menggelar konser resital piano tunggal di Hotel Majapahit, Senin (22/6). Penampilan Jesslyn kemarin melengkapi dua rekor MURI yang sebelumnya sudah diraih. Rekor pertama adalah anak termuda pada usia 9 tahun peraih top winner di kompetisi IBLA Grand Prize untuk dua instrumen. Sementara rekor kedua diperoleh saat bermain dalam trio 3 Dewi MURI dengan kategori rekor trio pertama yang memainkan piano bergilir. Dalam usia yang sangat belia, Jesslyn sudah melanglang ke New York, Singapura, dan Sidney. Di Singapura, Juni

tahun lalu, Jesslyn meraih Platinum Award dalam Singapore Young Performance Festival. Sedangkan di Sidney dia meraih Juara I kategori Resital Award dalam Sidney Permorfing Art. Meski bukan berasal dari orang tua pemusik, Jesslyn sudah kenal piano sejak usia 5 tahun. “Saya pertama belajar dari kakak yang lebih dulu ikut sekolah piano,” kata Jesslyn yang kini duduk di kelas 8 SMP Merlion International School. ■ ytz

sinusitis dan migren. Sedangkan totok wajah untuk mengencangkan otot-otot raut muka. Aleksander mengaku mendapatkan konsep pijatan tikala shiatsu setelah studi di beberapa negara di Asia, termasuk Malaysia, Singapura, Thailand, dan Hongkong. Layaknya layanan massage dan spa, Tikala Shiatsu bertarif Rp 45.000 per jam ini menyediakan fasilitas pijat refleksi, aroma terapi, dan sauna. Mengubah citra negatif pan-

ti pijat, Tikala Shiatsu sengaja menghadirkan layanan berkonsep beda. Semua staf therapist adalah para profesional yang dilatih khusus oleh Aleksander. Bilik-bilik kamar pijat juga tidak dibuat tertutup rapat, melainkan dengan tirai yang gampang dibuka. “Tikala Shiatsu ditangani para therapist profesional yang andal dan berdedikasi tinggi. Di Manado telah dipercaya para turis mancanegara maupun domestik,” kata Aleksander. ■ ytz

Interpelasi Setren... ■ DARI HALAMAN 3

telah memalukan institusi DPRD, karena paripurna adalah rapat tertinggi di dewan. “Saya melihat ini arahnya ada pemboikotan,” tuturnya. Melempemnya para wakil rakyat Surabaya ini membuat puluhan warga setren kali yang sejak pagi demo di depan gedung dewan meluapkan kejengkelan. Mereka mengumpat-umpat wakil rakyat yang mereka nilai pengecut. Di jalan raya depan gedung dewan, mereka membakar dua keranda mayat yang kainnya bertulis nama Bambang DH. Ini sempat memacetkan arus lalu lintas. Polisi yang berjaga-

jaga di depan gedung dewan, berupaya menghalau massa. Empat demonstran diciduk. Mereka adalah Teguh Rahmanto, Afik, Warsito, dan Fikri. Mereka dibawa ke Polsek Genteng untuk dimintai keterangan. “Mereka telah memacetkan lalu lintas,” ungkap Waka Samapta Polwiltabes Surabaya Kompol Subagijo. Teguh Rahmanto sebelum diciduk polisi menyatakan bertekad demo ke DPD PDIP Jatim. Ini untuk memprotes PDIP yang tidak bertanggungjawab terhadap warga setren. PDIP yang diawal penggusuran seolah-olah membela warga setren, ternyata menarik diri bahkan tidak pernah hadir

Warga meminta supaya Dinas Kesehatan Pemkab Sidoarjo turun tangan mengingat di desa ini banyak rawa-rawa dan sawah. “Warga menuntut segera dilakukan fogging,” tutur Ketua RT 12 RW 3, Mulyono, yang sudah berkoordinasi dengan perangkat desa setempat. Keluhan itu sudah disampaikan ke puskesmas tetapi tidak ada tindakan. “Apakah menunggu korban banyak berjatuhan baru ada tanggapan?” kata Mulyono. Kepala Dinas Kesehatan Sidoarjo, Edy Koestantono, akan menindaklanjuti kasus chikungunya itu. “Dinkes melalui puskesmas setempat akan menindaklanjuti, termasuk fogging,” ujar Edy. ■ mif

Uang Dadakan, Kadishub Mengaku Tak Tahu

Pianis Cilik Raih Standar Master SURABAYA - SURYA Pianis cilik dari Surabaya, Jesslyn Julia Gunawan, 12, tampil dalam konser resital dalam upaya mengejar standar gelar setara master, Senin (22/ 6). Usai konser, Jaya Suprana menyerahkan sertifikat rekor MURI untuk kategori pianis termuda yang melakukan debut konser profesional dengan standar setara master. Menurut Jaya, pada umumnya pencapaian pianis dengan gelar setara master paling cepat saat menginjak 21 tahun. Bahkan ada yang mendapatkannya saat berusia 40 tahun. “Waktu saya memainkan komposisi ini, usia saya 21 tahun,” jelas Jaya yang juga pianis dan komposer, sebelum konser, di Hotel Majapahit, Surabaya, Senin (22/6). Dalam penampilan kemarin, putri ketiga pasangan Yoseph Gunawan dan Mini Oeivary, itu memainkan sembilan komposisi yaitu karya Bach berjudul Suite Inggris G Minor, Mozart dengan judul Fantasia D Minor, Berthoven Sonata C Minor Ophus 13 C Minor, Chopin Scherzo no 2 Bes Minor, dan karya Debussy berjudul Suite Bergamasque. Jesslyn juga memainkan empat komposisi karya Jaya Suprana yaitu Tembang Alit, Fragmen, Epitaph, dan Dolanan.

masih ’bersaudara’ dengan demam berdarah, penyakit ini tidak mematikan. Penderita akan merasa demam lima hari. Pada orang dewasa akan disertai dengan nyeri sendi hingga tak bisa berjalan. Menjalarnya penyakit chikungunya di Siwalan Panji sempat membuat warga kesal karena tak ada yang segera turun tangan untuk menangkis serangan ini. Penanganan yang dilakukan sebatas memberi obat. Itu pun saat warga berobat ke Puskesmas Buduran. “Mestinya Puskesmas segera turun untuk melihat bagaimana kondisi yang sebenarnya,” ungkap Suhari, salah satu warga yang juga kena serangan nyamuk ini.

dalam rapat interpelasi. Empat warga yang ditangkap jajaran Polsek Genteng akhirnya dibawa ke Mapolresta Surabaya Selatan. Rekan-rekannya menyusul dengan menumpang satu truk ke mapolres dan demo di sana. “Kami minta empat warga kami dibebaskan,” ujar Misbah. Seorang ditangkap lagi, sehingga ada lima orang yang diperiksa. Misbah diseret ke ruang Sat Intel. Demonstran marah. Namun, Kabag Operasiobal Polresta Surabaya Selatan Kompol Wahyu Wim Harjanto menyatakan, “Teman kalian hanya kami mintai keterangan. Jadi jangan membuat kericuhan, karena kalau ricuh kalian akan dibawa sekalian,” ungkap Wahyu. ■ Uus/rie

SURABAYA-SURYA Sidang kasus pungli uji kir di Dinas Perhubungan (Dishub) Surabaya, Senin (22/6) memasuki babak baru, yakni mendengarkan keterangan saksi. Petinggi dinas ini, Kadishub Bunari Mushofa dan mantan Kadishub Mas Bambang Supriyadi menjadi saksi stafnya, Sugeng Riyadi, satu dari 19 tersangka. Namun, kedua pentolan dishub itu kompak mengaku tidak tahu jika ada pungli di Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pengujian Kendaraan Bermotor (PKB) Wiyung. Padahal, keduanya tidak duduk bersama. Ketika Bambang menjadi saksi, Bunari di luar ruangan, demikian juga sebaliknya. Hakim Budi Susilo menanyakan kepada Bambang apakah mengetahui pungli yang dikenal dengan nama uang dadakan Rp 13.000. Jenis pungli ini menurut pengakuan Sugeng, diberikan pemilik kendaraan agar urusan rampung sehari. Namun, Bambang mengaku tidak tahu. “Selama ini juga tidak ada laporan soal adanya uji kir dalam satu hari selesai,” ujar Bambang. Sekalipun tidak tahu, ia mengakui menerima setoran setiap bulan dari bawahannya, Kepala UPT PKB Wiyung Sud-

jono, dengan nominal uang yang berbeda-beda. Namun, lagi-lagi ia mengaku tidak tahu jika uang itu dari pungli. Hakim Budi susilo pun tidak yakin jika Bambang tidak tahu praktik itu. “Kepala dinas macam apa kok semua tidak tahu,” katanya. Budi juga heran kenapa sebagai atasan diam saja ketika bawahannya memberi uang apalagi jumlahnya puluhan juta. Mengapa tidak menanyakan dari mana asal uangnya. Kesaksian senada juga disampaikan Bunari. Pria yang baru memimpin dishub 1,5 bulan ini mengaku tidak pernah tahu ada uang dadakan. Dirinya juga membantah menganal terdakwa, Sugeng Riyadi. “Saya kenalnya justru di polda (setelah ditahan),” katanya. Mendengar jawaban Bunari, Jaksa Penuntut Umum (JPU) Anita Rushanti lantas membandingkan keterangannya dengan berita acara pemeriksaan (BAP) yang menyebutkan dia menerima uang setoran dari Sugeng. “Bukankah ini tanda tangan Anda di BAP?” tanya Anita. Namun, Bunari beralasan ditekan penyidik polda, bahkan ditempatkan di sel isolasi tanpa kamar mandi, sehingga sejumlah keterangannya disangkal. ■ uca

2.090 Siswa...

mengikuti ujian Kejar Paket C hari ini, Selasa (23/6). Nilai LM, siswi MA Darul Ulum Waru, belum turun dari Jakarta ke Dindik Sidoarjo. “Waktu komplain kemarin, katanya pekan ini sudah turun. Nyatanya sampai sekarang nilai tiga anak masih belum ada,” tutur Kepala Bidang Pendidikan Menengah Umum Anik Kadarwati, Senin (22/6). Dijelaskan Anik, tiga siswa yang disarankan mengikuti Kejar Paket C itu karena khawatir, begitu nilai Unas muncul ternyata anak itu dinyatakan tidak lulus. Kepala MA Darul Ulum Mustofa menyatakan keprihatinannya. “Ini menyangkut nasib anak. Masak nasibnya dibiarkan terkatung-katung,” katanya. Ia juga mengutarakan, sekitar pukul 10.00 WIB, ia dihubungi Anik Kadarwati yang menyarankan siswa yang nilai ujian Unas kimia tidak muncul mengikuti ujian Kejar Paket C. Jumlah pendaftar terakhir Kejar Paket C 296 siswa dengan 282 siswa dari SMK dan SMA dan 14 dari MA. Nilai Unas LM cukup bagus, yakni bahasa Indonesia 6,60, matematika 9,25, fisika 8,00, biologi 7,75, dan kimia kosong. ■ Rey/mif

■ DARI HALAMAN 3

keperluan administrasi memang penyelenggara masih diizinkan menetapkan biaya tambahan,” ungkapnya. Edi meminta peserta melapor ke Dindik, jika ada penyelenggara ujian Kejar Paket C menetapkan biaya tinggi. Suwanu, pengelola PKBM, menyatakan telah menyiapkn 45 siswa untuk mengikuti ujian. Peserta dari PKBM Tambak Sari ini rata-rata siswa gagal pendidikan formal. “Mereka sudah mengikuti remidi selama tiga hari sejak Jumat (19/6) untuk mengenal soal-soal yang diujikan tahun sebelumnya,” ungkap Suwanu. Terkait pelaksanaan ujian Kejar Paket C yang dimulai hari ini, Ketua II Dewan Pendidikan Surabaya Isa Anshori menyatakan, “Sebenarnya, ujian kejar ini bukan sepenuhnya jalan keluar yang baik bagi siswa yang tidak lulus Unas.”

Nilai Tak Muncul Sementara itu, di Sidoarjo, tiga siswa SMA/MA yang nilai Unasnya tidak keluar, harus

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 04


C M Y K

4

HARIAN SURYA

PAGE 4A 4A

Malang Batu

SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

harikoperasi

Rp 75 Juta buat Survei Kondisi Rumah

Berprestasi, Jadi Tuan Rumah KEPANJEN - Hari Koperasi yang jatuh pada Juli nanti di Jawa Timur akan dipusatkan di Stadion Kanjuruhan Kabupaten Malang. Rangkaian kegiatannya dilakukan pada 24-27 Juli 2009 nanti antara lain jambore, sarasehan, minum susu, dan jalan sehat. Dipilihnya Kabupaten Malang, menurut Ninuk Handayaningsih, Kabid Bina Kelembagaan Koperasi, Dinas Koperasi dan UKM Kabupaten Malang, Senin (22/6) karena kabupaten sering mendapat pengharaan di bidang koperasi, seperti jadi juara II tingkat nasional sebagai daerah penggerak koperasi. Menurut Ninuk, untuk kegiatan jambore koperasi akan diikuti 415 peserta dari sejumlah SMA di Jawa Timur. Sedang untuk pasar rakyat akan diikuti 38 kota/kab se Jatim. Sementara lomba koperasi tingkat provinsi, bakal diikuti oleh 12 kabupaten. “Dengan diadakan di Kabupaten Malang, sehingga ada motivasi bagi daerah lain di Jatim,” ungkapnya. Jumlah koperasi di Kabupaten Malang sebanyak 640 koperasi pada 2008. Sebanyak 134 di antaranya tidak aktif. Sementara untuk koperasi-koperasi yang sudah ada, dinas melakukan pembinaan secara teknis hingga manajerial lewat pelatihan. Setidaknya ada empat koperasi yang bisa dihidupkan lagi. Antara lain koperasi Perwira di Pakis dan koperasi Semar di Kepanjen. ■ vie

MALANG - SURYA Kantor Perumahan Kabupaten Malang mensurvei kondisi rumah warga Kabupaten Malang mulai Juli hingga September 2009 mendatang. Kegiatan ini untuk dijadikan dasar untuk perencanaan fasilitas dan anggaran. “Selama ini kami memang belum memiliki data base tentang kondisi rumah di Kabupaten Malang. Untuk itu, kami

akan bekerja sama dengan perguruan tinggi (PT) untuk mensurvei,” kata Kepala Kantor Perumahan Kabupaten Malang, Wahyu Hidayat, pekan lalu. Alokasi anggaran untuk kegiatan survei yang disetujui DPRD Kabupaten Malang sebanyak Rp 75 juta. “Saya rasa, angka itu cukup. Saya optimistis selama tiga bulan ke depan, data tentang kondisi rumah bisa didapat,” jelasnya.

Kondisi rumah hunian disurvei menyangkut kelayakan huni. Termasuk juga kelengkapan IMB (Izin Mendirikan Bangunan). Bagi Pemkab Malang, hasil yang didapat dari survei itu bisa dipakai untuk perencanaan fasilitas yang mungkin dibutuhkan masyarakat, seperti fasilitas umum atau fasilitas sosialnya. Hal serupa juga dinyatakan oleh Muklas, anggota Komisi D

Wali Kota Buka Lowongan

P PENI & DPRD KOTA MLG, kpn diterapkan parkir langganan sebab 1 hari saya bisa parkir 10 kali ditarik jukir liar pakai karcis lama. 085855887790

BES, waduh jalan KARANGPLOSO mbatu gak nok perubahan, q jadi salah sijine korban. Y opo pak EDDY rumpoko ndang didandani dalane mbo’o. tak enteni. 08980005019 BES INEP, nek wis isuk dalan KEBALEN iku mbok dibersihno soko pedagang. Cekne ora semrawut . terkesan kumuh. Sekali2 BES liwato kono. Trims. 081334126117 BPK SUJUD, tolong di Singosari dibangun tempat kegiatan olahraga dan lain2 buat siswa-siswi. Terima kasih Surya… 085755605790

surya/agus setiawan

FOGGING – Seorang petugas melakukan fogging di sekitar rumah warga di Kelurahan Temas, Kecamatan Batu, Kota Batu, Senin (22/6).

Temukan DB, Temas Diasapi BATU - SURYA Setelah sejumlah warga RW 7 Keluharan Temas Kota Batu resah banyak warga mereka yang dilarikan ke rumah sakit dengan gejala Demam Berdarah (DB), Dinas Kesehatan (Dinkes) menetapkan dua warga positif DB. Untuk membasmi nyamuk penyebab DB, Dinkes pun melakukan fogging di RW 7 Temas. “Ini merupakan langkah pencegahan paling akhir, setelah pekan lalu kami memberikan bubuk abate untuk warga di sekitar kawasan ini,” ungkap Harsono, Kepala Seksi Pencegahan Penyakit Dinkes Batu, Senin (22/6).

“Saat ini dua dari lima orang warga yang dirujuk ke RS memang dinyatakan positif DB. Mereka adalah Dedik dan Satuah, sedangkan yang lainnya terserang diare dan tipes,” ujarnya. Sedangkan Parno Muttaqin, Ketua RT 4 RW 7 Temas sedikit meragukan data dari Dinkes. Pasalnya, dua hari lalu, dua warganya juga dilarikan ke puskesmas dengan gejala yang sama. “Totalnya sudah ada 9 warga kami yang sakit dengan gejala DB. Namun kami juga berterima-kasih dinkes telah memberikan fogging gratis,” tandas Parno. ■ st11

kan tata ruang yang tidak sesuai peruntukan. Menurutnya, sangat memungkinkan bahwa warga sekadar mendirikan rumah, namun tidak memperhatikan aspek keselamatan dan keamanan. “Saya sendiri sangat setuju dengan rencana survei ini sehingga Kantor Pertanahan Kabupaten Malang bisa memiliki data kondisi rumah secara riil,” pungkasnya. ■ vie

7 Pejabat Diincar Jadi Sekkota

BES..Kota Malang ya mbok jangan dipadati dengan pembangunan rumah ato ruko! Kota malang jadi panas, ga seasri dl lagi! Jadi sumpek Bes, warganya. Peteng mripat 08816215982

EBESKU, malang Kota Pendidikan dan MaKoBu. Qt sbg pelajar2 yg tgl d Mlg butuh sekali spot2 akses internet yg bisa diintegrasikan dg pembangunan RTH, bukan pertumbuhan kafe2 yang kian menjamur! 08980334657

DPRD Kabupaten Malang. “Bisa jadi dari hasil survei itu bisa diketahui apakah warga Kabupaten Malang saat mendirikan bangunan rumah mengurus IMB-nya atau tidak. Sebab kalau bisa diurus IMBnya, ujung-ujungnya nanti kan bisa menjadi masukan buat pendapatan daerah,” tandas Muklas, politisi dari PKB ini. Lanjutnya, bisa jadi di lapangan juga akan ditemu-

surya/nedi putra aw

RUSAK - Trima, petugas KPU Kota Malang menunjukkan salah satu surat suara pilpres yang berlubang di kantor KPU setempat, Senin (22/6). Selain berlubang, rusaknya surat suara sebanyak 178 lembar ini antara lain karena sobek, kotor, serta gambar pasangan calon terpotong. Sementara itu 1.247 lembar surat suara tidak terkirim, sehingga total kekurangan surat suara di KPU Malang adalah sebanyak 1.425 lembar.

Kejari Seret HS ke PN Malang BATU - SURYA Setelah melalui penyelidikan dan penyidikan yang cukup lama, Kejaksaan Negeri (Kejari) Batu akhirnya melimpahkan berkas tersangka kedua atas nama HS dalam kasus korupsi dana magang fiktif Kantor Koperasi (Kankop) Batu, ke Pengadilan Negeri (PN) Malang. Kejari akan menjerat HS dengan Pasal 2 atau 3 Undang-undang No 31 Tahun 1999 tentang Korupsi. Ancaman hukuman yang akan diterima HS dari kedua pasal itu minimal 1 tahun dan maksimal 20 tahun. Dan Kejari sendiri telah mempersiapkan Jaksa Penuntut Umum (JPU) yang akan menuntut HS atas kasus korupsi yang dilakukannya saat menjabat sebagai pmpinan proyek ma-

gang di Kankop. “Kami sudah menyiapkan JPU-nya,” ujar Warih Sadono, Kepala Kejari Kota Batu, Senin (22/6). Rencana pelimpahan berkas akan dilakukan dalam pekan ini juga. Namun HS yang kini bertugas di kantor Kelurahan Songgokerto itu tidak ditahan atas dasar kesehatan. “Kami tak melakukan penahanan, karena HS sendiri menderita sakit jantung dan itu dibuktikan dengan hasil pemeriksaan dari rumah sakit di Batu,” ungkapnya. HS merupakan tersangka kedua setelah Dra Mimin Sulasmini, Kepala Kankop diseret ke pengadilan dengan dugaan korupsi dana magang sebesar Rp 119 juta. HS ditetapkan tersangka sejak Mimin menjalani persida-

ngan. Bukti-bukti seperti SPj, berdasarkan beberapa keterangan Mimin saat persidangan di PN Malang, menetapkan HS sebagai tersangka. “Korupsi dana itu dilakukan secara bersama-sama. Dan salah satunya adalah HS,” tambah Warih. Kasus dugaan korupsi dana magang Kantor Koperasi Batu ini mencuat sekitar akhir 2005. Kasus ini pertama kali terungkap setelah Kejari memeriksa puluhan koperasi yang dicantumkan oleh Kankop Batu dalam SPjnya sebagai peserta magang. Dan hasilnya pemeriksaannya ternyata Kankop Batu tak pernah mengirim anggota koperasi mereka untuk magang di sejumlah koperasi seperti di Jawa Barat dan Jawa Tengah. ■ st11

BATU - SURYA SETELAH dua tahun tak memiliki Sekretaris Kota (sekkota) definitif, Wali Kota Batu, Eddy Rumpoko, akhirnya membuka lowongan untuk menduduki jabatan sekkota, menggantikan Plt Sekkota, Sundjojo. Sedikitnya ada tujuh nama yang mengincar jabatan Sekkota Pemkot Batu, mereka sebagian besar pejabat Pemkot Batu dan beberapa lainnya berasal dari pejabat Pemkot Malang hingga Pemprov Jatim. “Memang ada tujuh calon yang diusulkan pada kami. Tetapi kami akan menyaringnya menjadi tiga orang. Tiga nama ini akan diusulkan ke Gubernur Jatim untuk disahkan,” ungkap Eddy Rumpoko, usai menghadiri rapat paripurna mendengarkan pembahasan fraksi-fraksi tentang LKPj dan perubahan SOTK di gedung DPRD Kota Batu, Senin (22/6). Dari informasi yang beredar di kalangan Pemkot Batu, sedikitnya ada tiga nama pejabat Pemkot Batu yang mencuat untuk jabatan bergengsi itu, yakni Bambang Wahyudi, yang saat ini menjabat sebagai Kepala Bappeda, Marjadi, Asisten 1 Sekkota, serta Sundjojo sendiri. Sedangkan nama pejabat Pemkot Malang adalah Wasto, Staf Ahli Bidang Hukum Pemkot Malang. Namun ketika dikonfirmasi, Eddy memilih tak menyebutkan siapa

nama kandidat sekkota itu. “Semuanya lengkap bahkan dari pemprov juga ada. Tetapi yang paling banyak memang dari dalam Pemkot Batu sendiri. Tetapi itu semua tergantung gubernur, nanti siapa yang akan dipilih menjadi sekkota,” ungkap Eddy berteka-teki. Terpisah, Wasto mengaku belum tahu bahwa namanya didengung-dengungkan untuk menjadi sekkota. Ia juga merasa belum diberitahu Pemkot Batu terkait hal itu. “Saya belum tahu hal itu,” tukasnya. Marjadi pun mengaku belum mengetahui kabar itu. “Seminggu kemarin saya di Filipina mewakili wali kota. Kalau ada kabar, saya pasti beritahu,” janjinya. Ketua komisi A DPRD Kota Batu, Ruslan Effendy pun berharap agar Wali Kota Batu segera memilih sekkota baru, sehingga kinerja dan kebijakan pemkot dapat lebih optimal. “Jika jabatan sekkota masih dipegang Plt, maka berbagai kebijakan yang seharusnya bisa diputuskan langsung oleh sekkota menjadi terhambat,” ujar Ruslan. ■ st11

SK Pelimpahan Wewenang ke Camat Masih Mandul MALANG - SURYA SK Bupati No 61 dan No 48 Tahun 2003 tentang pelimpahan sebagian wewenang bupati kepada camat tampaknya mandul. SK yang sudah diterbitkan lebih dari lima tahun lalu itu terkendala berbagai perubahan kewenangan di Pemkab Malang. Tujuan SK Bupati waktu itu agar penduduk di kabupaten yang berjumlah 2,4 juta jiwa mendapat pelayanan prima. Ada 17 item kewenangan bupati yang dilimpahkan ke camat, seperti di bidang pendidikan, kehutanan, perkebunan, pertanian, pengairan,

permukiman, bina marga hingga perhubungan. “Tapi dalam praktiknya, SK Bupati itu tidak jalan. Padahal, banyak daerah lain yang justru ingin belajar dari Kabupaten Malang tentang hal itu. Karena itu, kami mengevaluasi lagi SK itu,” jelas Eko Suwanto, Kabag Tata Pemerintahan Umum Setda Kabupaten Malang ditemui di ruang kerjanya, Senin (22/6). Untuk itu, pihaknya telah mengundang 10 perwakilan camat antara lain Camat Singosari, Camat Karangploso, Camat Turen, Camat Wagir, Camat Sumbermanjing Wetan, Camat

surya/vie

Eko Suwanto Pakis untuk dimintai evaluasinya beberapa waktu lalu. Camat Kalipare, L Sihombing mengatakan harus ada komitmen dan iktikad baik dari SKPD

dan camat untuk melaksanakan ketentuan itu. “Perlu koordinasi lagi tentang kewenangan SKPD yang dijalankan oleh camat,” ujar L Sihombing. Dari hasil evaluasi para camat itu, Tata Pemerintahan Umum kemudian mengirimkan surat ke seluruh SKPD untuk dimintai pendapatnya. Hasilnya akan dirapatkan. Menurutnya, dari berbagai bidang yang telah dilimpahi kewenangan bupati, ternyata yang berjalan hanya satu bidang, yaitu ketenagakerjaan. Yakni, untuk mendapatkan kartu kuning bagi para pencari kerja cukup lewat kecamatan.

“Yang lainnya tidak bisa berjalan. Seperti pelaksanaan pelantikan kepala SD, SMP, SMA atau SMK sebenarnya cukup dilakukan camat. Tapi praktiknya, bergabung bersama dengan kegiatan pelantikan para guru/kasek dan dilakukan oleh bupati,” jelas Eko. Begitu pelimpahan wewenang di bidang permukiman. “Kalau mengurus IMB jauh, masyarakat kan memperhitungkan faktor biaya. Akhirnya mereka pun tidak mengurus IMB ketika mendirikan bangunan. Padahal kalau mengurus di kecamatan, ujung-ujungnya pasti ke PAD juga,” terangnya. ■ vie

Upaya Petani Siasati Kelangkaan Pupuk

Pakai Bokashi Cair, Bawang Jadi Gemuk Langkanya pupuk dan mahalnya obat-obatan pertanian membuat para petani tak berdaya. Hal ini membuat mau tak mau petani harus mengeluarkan biaya yang cukup besar. Namun sejumlah petani membuat gebrakan dengan beralih ke pupuk alam cair. Hasilnya, mereka mampu mengurangi setengah dari biaya pupuk dan obat-obatan. RENNI SUSILAWATI BATU

A

LIH-ALIH mengeluh dengan kondisi, sejumlah petani di Bumiaji dan Junrejo Kota Malang malah berpikir kreativitas. Kelangkaan urea dan mahalnya obat-obatan menggiring mereka untuk menggunakan bokashi cair. “Awalnya saya pesimis, karena biasanya bahan yang digunakan susah didapat. Ternyata setelah diberitahu

oleh ketua Enterpreneur Best (Ebest), Priyanto, bahan-bahannya, sudah sejak lama ada di lahan saya,” ungkap Maryono, petani apel Kecamatan Bumiaji. Dikatakan, hanya dengan menggunakan bahan-bahan seperti temulawak, sereh, hingga air limbah tahu, petani dapat membuat pupuk alami sendiri di rumah. Pupuk ini cukup disemprotkan secara teratur ke daun, agar pertumbuhan daun akan lebih cepat. Bah-

kan untuk tanaman apel, bokashi cair ini mempercepat pertumbuhan bunga setelah tanaman mengalami perontokan daun. “Pengurangan biaya untuk pupuk dan obat perangsang pertumbuhan pun sangat besar. Jika sekali produksi buah apel, saya mengeluarkan biaya sekitar Rp 2,9 juta. Setelah menggunakan bokashi cair ini biayanya hanya Rp 1,1 juta, sisanya bisa saya gunakan untuk pengembangan usaha pertanian apel,” ungkap Maryono. Hal yang sama juga diungkapkan dua petani bawang merah dan brokoli di Desa Junrejo. Meskipun bokashi cair itu baru digunakan untuk pertanian mereka, hasilnya cukup menggembirakan. “Biasanya dengan menggunakan obatobatan semprot biasa, umur 79 hari, daun bawang merah kami sudah menguning. Itu-

surya/agus setiawan

BAWANG BOKHASI – Seorang petani membersihkan dari rumput liar ladang bawang merahnya yang telah melalui proses bokhasi di Kecamatan Junrejo, Kota Batu, Minggu (21/6). pun sangat berpengaruh pada besar kecilnya bawang merah. Tetapi sekarang, daunnya masih hijau segar dan bongkol bawangnya pun terlihat membesar,” ungkap Ndiono dan Marimin, petani bawang merah di Desa Junrejo Kota Batu, saat ditemui di lahan pertanian mereka. Ketua EBest, Priyanto mengatakan, akan terus mengembangkan peng-

C M Y K

HARIAN SURYA

gunaan bokashi cair yang belum diberi merek itu. Sehingga bidang pertanian bisa bergairah dan dilirik masyarakat lagi sebagai lahan yang menjanjikan. “Kami tidak akan menjual teknologi bokashi cair ini. Bahkan jika ada dana kami akan membagi-bagikan bokashi cair ini secara gratis untuk petani,” tandas Priyanto. ■

PAGE 4A


C M Y K

5

HARIAN SURYA

PAGE 05

Ekonomi Bisnis SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

TOP GAINER

TOP LOSSER

Ganti AIA, 440.000 Nasabah Terima Asuransi Gratis Nilai Klaim Rp 25 Juta Tiap Nasabah SURABAYA – SURYA PT AIA Financial membagikan asuransi kecelakaan gratis senilai Rp 25 juta per nasabah pascapelepasan diri dari perusahaan induknya PT American International Group (AIG) Life per 27 Mei silam. Asuransi ini diberikan pada seluruh nasabah eksisting yang jumlahnya mencapai 440.000. Jadi, sedikitnya PT AIA Financial akan menyiapkan Rp 11 triliun untuk program asuransi gratis ini. “Nasabah pemegang polis individu di bawah bendera PT AIG Life secara otomatis mendapat personal accident (PA), yakni asuransi kecelakaan cumacuma selama satu tahun ke depan. Nilai klaimnya Rp 25 juta per nasabah,� kata Norman Tan, Chief Agency Officer PT AIA Financial, dalam Sosialisasi Perubahan Nama AIG Life menjadi AIA Financial di Surabaya, Senin (22/6).

Norman mengatakan, nasabah tak perlu membayar premi tambahan, cukup mengembalikan formulir notifikasi pergantian nama yang dikirim PT AIA Financial. “Untuk pemberian asuransi kecelakaan gratis ini, peruntukannya adalah pemegang polis individu, bukan korporasi,� ujarnya. Sejalan dengan itu, pihaknya optimistis jika premi bisa tumbuh sampai 30 persen di angka Rp 5,2 triliun secara nasional sampai akhir 2009. “Premi sampai akhir 2008 di kisaran Rp 4 triliun. Kita targetkan setiap tahun bisa tumbuh 30 persen,� katanya. Peningkatan premi ini juga akan diiringi penambahan kantor cabang dan principal agency di beberapa kota, seperti Sorong, Jayapura, Lombok, Banjarmasin. “Saat ini jumlahnya baru 180 tersebar di 36 kota. Kita akan tambah lagi 20 outlet secara bertahap mulai Juli,� im-

surya/sugiharto

SOSIALISASI - Director Marketing and Corporate Communication PT AIA Financial, Lucy Pandjaitan (dua dari kanan) bersama Chief Agency Officer PT AIA Financia, Norman Tan (dua dari kiri), berbincang saat sosialisasi pergantian nama dari PT AIG Life menjadi PT AIA Financial di Hotel Sheraton Surabaya, Senin (22/6). buh Lucy Pandjaitan, Director Marketing and Corporate Communications PT AIA Financial. Selain itu juga dilakukan penambahan tenaga pemasar sampai 16.000 agen, dari saat ini 13.500 agen, 3.600 di an-

taranya di Jatim dan Bali. Selanjutnya, perluasan kerja sama dengan perbankan melalui sistem bancassurance. “AIA saat ini baru menggandeng 9 bank,� katanya. Antara lain, BCA, CIMB Niaga, ABN

Embargo Dicabut, Terbang ke Eropa Butuh 4 Bulan

Wajib Pajak Akan Miliki Rekening

Krisis Mereda, Konsumsi Listrik Naik

JAKARTA - SURYA DALAM waktu dekat, setiap wajib pajak (WP) bakal memiliki rekening pajak (tax payer account). Langkah ini segera terealisasi melalui reformasi perpajakan tahap kedua (2009-2013). Dirjen Pajak Darmin Nasution si perpajakan untuk mendukung menyatakan, ke depan proses yang kegiatan administrasi Ditjen Pajak terkait dengan surat pemberitahuan dan mengadopsi sistem administra(SPT) harus cepat, terekam dengan si perpajakan di dunia, baik dalam baik, dan tiap WP harus punya tax aspek pelayanan perpajakan maupayer account. Dengan dukungan pun pengawasan kepatuhan. sistem informasi yang lebih baik, pi“Program itu bertujuan menyehaknya dapat dengan diakan layanan perpacepat mengetahui pemjakan dengan membayaran pajak oleh WP. perbaiki tata kelola “Kita juga akan meadministrasi lebih ngetahui siapa saja transparan dan akunyang masih menungtabel, yang akhirnya gak pembayaran pajak meningkatkan kepatudan berapa besarnya,� han sukarela WP,� tuujar Darmin, di Jakartur Darmin. ta, Senin (22/6). Ia mengatakan, paMenurut Darmin, da tahap awal memang rekening pembayar pakantor pusat yang sijak ini ditargetkan dibuk melaksanakan resurya/dok realisasikan sebelum formasi perpajakan. Darmin Nasution 2013. Fokus utama re“Namun saat ini sudah formasi jilid II Ditjen didukung aparat hingPajak adalah sistem dan manaje- ga di tingkat kantor pelayanan pamen SDM, serta teknologi informa- jak dan kanwil,� jelasnya. si dan komunikasi (TIK). Salah satu Bahkan, masukan mengenai pengembangan TIK, melalui Project aplikasi atau metode lainnya berfor Indonesian Tax Administration asal dari wilayah atau KPP, semenReform (Pintar). tara di kantor pusat tinggal menePintar merupakan program tapkan yang terbaik. “Jadi reforpenyempurnaan sistem administra- masi perpajakan sudah terinternal-

bg

terletak di Ds.Cangkringsari Rt.14/Rw.04, Kec.Sukodono, Sidoarjo.

Sebidang tanah seluas 122m2, berikut bangunan, SHM No. 337 a.n 4.Endang Budi Rahayu Nyonya Endang Budi Rahayu, terletak di Ds. Keboananom Rt. 60.000.000 30.000.000 01/Rw.03, Kec. Gedangan, Sidoarjo.

Terkait kepindahan Darmin sebagai Deputi Gubernur BI, Menkeu Sri Mulyani menyatakan, siapapun Dirjen Pajak yang akan menggantikan Darmin akan meneruskan proses reformasi perpajakan. “Siapapun penggantinya akan dapat meneruskan dan membuat reformasi tidak mengalami set back (kemunduran),� kata Sri Mulyani. Menurut Menkeu, reformasi ini dimiliki oleh seluruh jajaran di Ditjen Pajak dan bukan hanya milik Menkeu dan Dirjen Pajak saja. “Karena itu, reformasi perpajakan akan masuk hingga tingkat pelaksanaan dan di tingkat paling bawah di jajaran Ditjen Pajak,� katanya. ■ant/dtf

RAN

A

4 Tenda Tenda Polycarbonate Stainless Rp.250.000/M2 4 Tenda Tenda Polycarbonate besi Pintu/Pagar/Tangga Stainless 4 Pintu/Pagar/Tangga 4 Pintu Harmonika NAN TERIMA PESA LA 4 Rolling Door AU KOTTAA / PUL 4 Kusen Aluminium LUAR KO LU KA TAPP BUKA TA TE U Virkan, dll. 4 Besi Virkan, GG IN M

( (031) 8791345, 70779785

RANGKA PLAFON DAN PARTISI

Jl. Krukah Timur No. 31 Surabaya

T

PENGUMUMAN LELANG KEDUA EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Berdasarkan pasal 6 UU Hak Tanggungan No. 4 Th. 1996, PT. BPR Masyarakat Mandiri, akan melakukan lelang Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Sidoarjo, melalui jasa pra lelang Balai Lelang Tunjungan, terdiri dari : Nama Debitur Harga Limit Jaminan Obyek Lelang/Barang Jaminan Sebidang tanah seluas 97m2,berikut bangunan,SHM No.1031 a.n 1.Suyadi Suyadi, terletak di Jl.Ronomenggolo Rt.01/Rw.I Sidoarjo. Ds. 50.000.000 25.000.000 Segodobancang, Kec.Tarik, Sidoarjo, Sebidang tanah seluas 81m2, berikut bangunan, SHM No. 1356 a.n 2.Slamet Selamet Suyono (Slamet Suyono), terletak di Ds. Suwaluh Rt. 60.000.000 30.000.000 Suyono 02/Rw.01, Kec. Balongbendo, Sidoarjo. 2 3.Nur Cholisah Sebidang tanah seluas 353m ,berikut bangunan, SHM No.55 a.n Soejati, 40.000.000 25.000.000

Reformasi Berlanjut

MAKMUR ALUMINIUM

Jl.Penjaringan Timur 42.B Surabaya

Cabang Sidoarjo : (031) 7077 9788

H U

Telp. (031) 5045974 5045823 5044201 5040824 5036038

SYNTECH

Fax. (031) 5036037

(iron x)

Jual Bahan & Pemasangan : Rolling Door n Kusen & Pintu Alm n Pintu Harmonika n Polycarbonate n Stainless Steel n Pagar & Balkon n Teralis + Kasa Nyamuk n Aluminium Composite n Plafon Galvalume n Awning & Sun Screen n Tenda & Krey Aluminium n Dan lain-lain

HOLLOW GALVALUM

DISTRIBUTOR :

SYNTECH Gubeng kertajaya 7B/49,SBY Tel : (031)5014429,(031)70618839 Email : syntech.office@yahoo.com

PD. KARYA LOGAM

SEPTIC TANK BIO FILTER

Jl. Bratang Wetan No.28 Surabaya

SPESIAL PEMASANGAN www.balangan.net BALAI LELANG TUNJUNGAN www.balangan.co.id

ize, saya percaya reformasi akan berlanjut,� katanya. Ketua Umum Apindo Sofjan Wanandi mengatakan, pengusaha menilai reformasi pajak jilid pertama cukup berhasil. “Kalau lihat penerimaan pajak begitu tinggi, menurut saya mereka berhasil,� jelasnya. Untuk reformasi jilid kedua, Sofjan mengatakan, pengusaha berharap Ditjen Pajak terus memperbaiki SDM-nya. “Dan akan lebih baik kalau tidak perlu ketemu langsung dengan aparat pajak,� kata dia. Dalam revisi UU PPN dan PPnBM yang saat ini sedang dibahas oleh pemerintah dan DPR, pengusaha berharap akan ada aturan yang lebih jelas.

bahan bangunan SI

JAKARTA - Setelah sempat turun akibat krisis global, kini, konsumsi listrik PT PLN (Persero) mulai kembali normal. Direktur Jawa Madura Bali PLN Murtaqi Syamsudin mencatat, pemakaian listrik di sistem yang dikelolanya pada 2009 ini terus mengalami peningkatan. Perinciannya, sebanyak 8.859 giga watt hour (GWh) pada Januari, 8.244 GWh pada Februari, 9.311 GWh pada Maret, 9.278 GWh pada April, dan 9.710 GWh di Mei 2009. “Bahkan, beban puncak di Jawa Madura Bali pada Mei lalu tercatat 16.580 MW, sudah melampaui beban puncak tahun lalu yaitu 16.300 MW,� ujar Murtaqi, Senin (22/6). Murtaqi menjelaskan, normalnya konsumsi listrik itu menunjukkan tanda-tanda pulihnya kegiatan industri setelah dihantam krisis global pada pertengahan tahun lalu. “Itu bisa dilihat dari masih rendahnya konsumsi listrik pada Januari dan Februari 2009. Tapi, mulai Maret hingga Mei 2009, pemakaian listrik terus meningkat dan sudah melebihi pemakaian per bulan di sepanjang 2008,� tandasnya. Sekretaris Perusahaan PLN Supriyanto menambahkan, beban puncak sistem Jawa Madura Bali hanya 15.500 MW pada triwulan 2009. “Namun, kini, beban puncak sudah di atas tahun lalu,� tambahnya. ■ktn

JAKARTA – SURYA Maskapai penerbangan Garuda Indonesia tidak bisa serta merta langsung terbang ke Benua Eropa, kendati pelarangan memasuki wilayah itu bakal dicabut pada pertengahan Juli mendatang. Setidaknya, Garuda harus mempersiapkan dulu segala hal untuk keperluan penerbangan ke sana. Direktur Niaga Garuda Agus Priyanto mengatakan, butuh waktu sedikitnya empat bulan setelah pencabutan embargo itu. “Tidak mungkin kita bisa langsung terbang ke Eropa, karena kita butuh waktu mempersiapkan dulu,� kata Agus, di Jakarta, kemarin. Meski demikian, bila penerbangan Indonesia sudah tak masuk dalam daftar hitam UE, terbang ke sana sudah menjadi keniscayaan bagi Garuda. Disebutkannya, paling tidak negeri Belanda telah menjadi sasaran utama perusahaan penerbangan pelat merah tersebut. Ibukota Belanda yaitu Amsterdam, telah lama diterbangi Garuda. Rute itu ditutup beberapa tahun lalu, namun akan dibuka lagi setelah embargo dicabut. Seperti diketahui, Dephub mengusulkan jalur cepat kepada UE untuk memperbolehkan empat maskapai nasional agar bisa masuk ke wilayah UE. Maskapai itu terdiri dari dua maskapai berjadwal yaitu Garuda dan Mandala Air, serta dua maskapai kargo yaitu Premi Air dan Airfast. Maskapai Mandala dipastikan tidak akan membuka rute ke Eropa dalam waktu dekat. Mandala masih akan fokus mengembangkan bisnis di penerbangan domestik dulu. Secara terpisah Meneg BUMN, Sofyan A Djalil mengatakan, pihaknya telah mendapatkan sinyal positif dari UE akan adanya pencabutan pelarangan terbang. Sofyan bersama manajemen Garuda sempat berkunjung ke Toulouse, Perancis, tempat pesawat Airbus diproduksi, pekan lalu. Selain memesan empat buah Airbus 330, mereka juga menyelesaikan permasalahan dengan ECA (European Credit Agency), perusahaan pembiayaan pesawat di Eropa untuk merestrukturisasi utang Garuda. ■jbp/ewa

Tingkatkan Kepatuhan, Target Sebelum 2013

N

JAKARTA - Manajemen PT Bentoel Internasional Investama Tbk akhirnya memenuhi panggilan otoritas Bursa Efek Indonesia (BEI). Kedatangan mereka untuk menjelaskan duduk perkara akuisisi seluruh saham Rajawali Group dan pemegang saham lainnya sebesar 85,13 persen di perusahaan rokok berbasis di Malang itu oleh British American Tobacco (BAT) pekan lalu. Otoritas BEI sebelumnya mencurigai adanya keanehan dalam transaksi akuisisi saham Bentoel ini. Ada dugaan telah terjadi praktik transaksi yang melibatkan informasi dari orang dalam atau insider trading. “Kita hanya meminta penjelasan kepada manajemen atas penjualan saham Bentoel ke BAT. Tapi manajemen tidak banyak tahu. Nanti kita tindak lanjuti dengan meminta penjelasan pihak penjual,� ungkap Eddy Sugito, Direktur Pencatatan BEI usai bertemu manajemen Bentoel, Senin (22/6). Menurut Eddy, dari pertemuan dengan manajemen Bentoel, BEI belum mendapat banyak informasi. “Kita masih akan melanjutkan dengan pihak-pihak yang terkait dalam akuisisi ini. Nanti setelah mendapat keterangan rinci, akan kita sampaikan dalam keterbukaan informasi,� jelas Eddy. Pertemuan antara otoritas BEI dengan manajemen Bentoel berlangsung mulai sekitar pukul 09.00 WIB. Manajemen Bentoel dipimpin langsung oleh Dirut Perseroan, Nicholas Bernadus Tirtadinata. Sementara dari BEI diwakilil Direktur Pencatatan Eddy Sugito. British American Tobaco (BAT) Indonesia telah membeli 85,13 persen atau 5,731 miliar saham pengedali PT Bentoel Internasional Investama Tbk senilai 494 juta dolar AS. Dengan adanya akuisisi itu, PT BAT Indonesia Tbk diwajibkan melakukan penawaran tender sisa saham publik 14,85 persen. “Harga penawarannya tidak perlu mengacu kepada harga audit independen, tetapi hanya merujuk pada aturan dengan harga tertinggi. Laporan resmi BAT soal tender offer juga sudah kita terima Jumat lalu,� ujar Direktur Utama Bursa Efek Indonesia Erry Firmansyah, Senin (22/6). ■jbp/ugi

GA

Manajemen Bentoel Jelaskan Akuisisi BAT

Tenda Polycarbonate w Kusen Aluminium w Pintu Harmonika w Pintu/ Pagar/ Tangga w Stainless Steel/ besi w dll w Melayani Pemasangan untuk Luar Kota

Amro (The Royal Bank of Scotland/RBS), BII, Bank Ekonomi, Bank Jabar, serta Bumiputera. Perubahan AIG Life menjadi AIA Financial ini juga dilakukan di Australia, Korea Selatan, Vietnam dan Taiwan. â– ame

5 Years Warranty UV polycarbonate

Ramah Lingkungan!! Dapat di gunakan untuk : l l l l l

Polycarbonate & Stainless Stell Import R Produk Import dengan ISO 9001 R Warna tidak mudah pudar

Rumah tangga Hotel Restaurant Rumah Sakit Apartemen

l l l l l

Pusat Perbelanjaan Tempat Rekreasi Perkantoran Ponten Dll

Hubungi: SUMBERPOLY

GARA N 1 TAH SI UN

T. 031- 83773707 F. 031-7525207

Yang akan diselenggarakan pada: Selasa, 07 Juli 2009 Pukul 10.00 WIB s/d selesai. Bertempat di Kantor KPKNL Sidoarjo, Jl. Raya Pondok Jati Blok AI No. 3-4 Sidoarjo.

PT. Balai Lelang Tunjungan

Surabaya, 23 Juni 2009 PT. BPR Masyarakat Mandiri

KPKNL SIDOARJO

,1)2

In

Tanah

Septic Tank Bio Filter

Out Air Limbah dari Septic Tank bio Filter dapat langsung dibuang ke got/ sungai atau resapan

Resapan Tanah

Got / Sungai

SYARAT-SYARAT LELANG : 1. Peserta lelang wajib menyetor uang jaminan lelang ke rekening a.n. Bendaharawan Penerima Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Sidoarjo No. 142.000.20325-39 pada PT. Bank Mandiri (Persero) Cab. Sidoarjo Pahlawan paling lambat 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang. Peminat yang telah menyetorkan uang jaminan lelang diwajibkan mendaftarkan diri untuk mendapatkan NIPL (Nomor Induk Peserta Lelang) 1 (satu) jam sebelum lelang dimulai dengan membawa asli dan copy identitas diri (KTP/SIM) serta bukti asli slip setoran jaminan. Peserta yang tidak memenangkan lelang, dapat mengambil kembali uang jaminan lelang tanpa dikenakan potongan apapun. 2. Peserta yang ditunjuk sebagai pemenang lelang wajib melunasi kewajibannya selambat-lambatnya 3 (tiga) hari kerja setelah tanggal pelaksanaan lelang ditambah Bea Lelang Pembeli sebesar 1% dari harga terbentuk ke rekening tersebut di atas, apabila tidak dilunasi, maka pemenang dinyatakan wanprestasi dan uang jaminan disetorkan ke kas negara serta peserta lelang akan dimasukkan ke dalam DAFTAR HITAM LELANG. 3. Apabila karena suatu hal terjadi pembatalan dan atau penundaan pelaksanaan lelang terhadap salah satu atau beberapa obyek tersebut di atas, maka pihak-pihak yang berkepentingan tidak diperkenankan melakukan tuntutan dalam bentuk apapun kepada KPKNL Sidoarjo, PT. BPR Masyarakat Mandiri dan PT. Balai Lelang Tunjungan. 4. Bagi peminat dapat melihat obyek yang akan dilelang pada alamat tersebut di atas, sejak pengumuman ini sampai dengan lelang. Semua obyek ddijual DALAM KONDISI SESUNGGUHNYA, DI LOKASI & DENGAN SEMUA CACAT DAN KEKURANGANNYA, kami menganjurkan peminat lelang untuk memeriksa asset sebelum mengikuti lelang. Syarat-syarat lainnya ditentukan pada saat pelaksanaan lelang.

Kapasitas : 2 – 2000 org

Proses Kerja Septic Tank Bio Filter n Kinerja tinggi ( dalam volume kecil, tetapi dapat menguraikan limbah dalam skala besar ) n Tempat yang di butuhkan tidak terlalu besar

Office :

Surabaya : Jl. Raya Taman Barat No 1 Sepanjang – Sidoarjo Telp : 031-7885802; Fax : 031-7884232 ; Jakarta : Telp : 02168430594; Fax : 021-5388914; Semarang : Telp : 024-70314720 Jl. Kertajaya 110 Surabaya ( 031 - 5021980, 5027161

Website : www.toyofiberglass.com; www.ipalbiofilter.com; E-Mail : toyo_fiberglass@yahoo.co.id

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 05


C M Y K

6

HARIAN SURYA

PAGE 6

Ekonomi Bisnis SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

Pelindo Tambah 4 Kapal Tunda Pertumbuhan Minimarket Lampaui Target SURABAYA - Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) memprediksi jumlah minimarket di Jatim hingga 2009 bakal mencapai di atas 2.500 outlet. Berdasarkan data survei Aprindo, hingga Juni ini jumlahnya telah berkisar 2.063 outlet. Ketua Aprindo Jatim Abraham Ibnu mengatakan, jumlah outlet minimarket ini di luar prediksi. Semula diperkirakan jumlah minimarket hingga akhir tahun ini hanya 1.850 outlet saja. “Ini perkembangan cukup menarik, karena ternyata minat membuka minimarket masih cukup besar di Jatim,” kata Abraham di Surabaya, Senin (22/6). Abraham merinci, total 2.063 outlet itu terdiri dari 887 minimarket anggota Aprindo dan 1.176 outlet nonAprindo. Padahal, di 2008 jumlah minimarket baru mencapai 1.200 outlet. “Tingginya minat mendirikan minimarket tidak lepas dari potensi yang ada dan tuntutan peluang usaha mandiri. Disamping itu, masyarakat mulai banyak memilih minimarket sebagai tempat belanja,” jelasnya. Menurut Abraham, investasi yang tidak besar untuk mendirikan minimarket memang menjadi daya tarik bagi pengusaha. Setidaknya, dengan sekitar 3.000 item barang yang dipasarkan butuh investasi sekitar Rp 200 juta. Sedang untuk melengkapi fasilitas minimarket mulai komputer, rak, AC, dekorasi butuh Rp 200 juta lagi. Kemudian, ditambah Rp 250 juta untuk lokasi lahan, bangunan, dan perizinan. tour & travel “Total untuk mendiVacation Management Company rikan minimarket buMelayani : tuh investasi sekitar - TIKET ONLINE Rp 600 juta hingga Rp - Tour Domestik & International 650 juta. Sehingga (Group & Perorangan) tidak perlu heran apa- Liburan Kapal Pesiar / Cruise bila banyak pengusa- Rafting, Diving, Water Sport Bali ha mendirikan mini- Kunjungan Kerja Dinas Luar Kota market di berbagai - Tiket Domestik & International daerah,” ujarnya. - Voucher Hotel & Villa Untuk wilayah Ma- Sewa Mobil & Bus dura, lanjut Abraham, - Ziarah TIKET DAPAT DI ANTAR Tujuan Wisata : potensi pendirian miBali,Lombok,Bromo,Ijen,Malang,Jakarta,Bandung, nimarket bakal tumJogja,Sumatra,Sulawesi,Kalimantan,Pulau Komodo, buh subur dengan Malaysia,Thailand,Singapura,USA,dll keberadaan jembatan Shuttle Antar Kota : Dari Surabaya ke Jakarta,Denpasar,Semarang,Jogja, Suramadu. Namun, Magetan,Malang,Solo,Lumajang,Jember,Trenggalek, sebaliknya masih miBatu,Kediri,Banyuwangi,Ponorogo,Madiun,dll nim untuk pendirian EXTRA BENEFIT BAGI YANG BERLANGGANAN. hypermarket atau deBuka Setiap Hari, Jam 08.00 s/d 18.00 WIB partement store. “MaRuko Amira Graha syarakat Madura lebih Jl. Wonosari Lor 99 – 101 Blok A5 Sby memilih berbelanja di Phone (031) Surabaya yang kebera7751 9400-7751 9700-77135912 daan pasar modernnya Fax. (031) 373 5169 Hotline cukup banyak,” ujar 0856 303 7804 Abraham. ■ aru

Quick Transindo

E/YM : quicktransindotours@yahoo.com

AGENDA Pj

2009, Diprediksi Dikunjungi 80.803 Unit Kapal SURABAYA - SURYA Lonjakan kapal-kapal yang masuk ke Pelabuhan Tanjung Perak, mendorong PT Pelindo III untuk terus menambah kapal tunda (tug boat). Secara bertahap akan ada empat kapal tunda baru dengan investasi senilai Rp 160 miliar. Direktur Operasi Teknik Pelindo III Faris Assagaf mengungkapkan, penambahan kapal tunda ini mengingat arus kunjungan kapal yang semakin meningkat di Tanjung Perak. “Kami menambah kapal tunda dan sudah memesan sejak 2007. Penyerahan akan dilakukan bertahap dan tuntas pada 2011,” tutur Faris, usai peresmian dan pengoperasian Kapal Tunda (KT) Bima 306 di Gapura Nusantara Pelabuhan Tanjung Perak, Senin (22/6). Berdasarkan data yang ada, pada Juni ini jumlah kunjungan kapal ke Tanjung Perak meningkat 2-3 persen dibandingkan bulan lalu yang rata-rata 80 gerakan kapal per hari. “Memang cenderung naik per bulannya. Maka dari itu, penambahan kapal tunda mutlak diperlukan,” tegasnya. Saat ini, telah dioperasikan 10 unit

kapal tunda di Tanjung Perak. Menurutnya, agar benar-benar ideal, perlu ditambah satu unit kapal lagi. Ini bisa terealisasi dengan kerja sama antara Pelindo III dan produsen kapal tunda, PT Daya Radar Utama Jakarta, yang memesan empat unit. “Dari empat unit itu, satu kapal sudah datang yakni KT Bima 306 dan langsung beroperasi. Dengan adanya KT Bima 306 ini maka jumlah kapal tunda di pelabuhan ini sudah ideal,” papar Faris. Sementara tiga kapal pesanan lainnya, kata Faris, akan dioperasikan di pelabuhan lain yang masuk wilayah Pelindo III. Bisa jadi, kapal tunda itu ditaruh di Semarang, Cilacap, atau pelabuhan di Kalimantan. “Kapal tunda ini penting karena tugasnya membantu kapal parkir,” tandasnya. Hingga saat ini, Pelindo III telah mengoperasikan 28 unit kapal tunda, yaitu 15 unit milik Pelindo III yang eksis dan sisanya kapal sewa (time charter) selama 500 hari, mulai 19 Maret 2008-31 Mei 2009. Kahumas Pelindo III Iwan Sabatini menambahkan, dalam Rencana Jang-

surya/ahmad zaimul haq

TAMBAH ARMADA - Seorang jurnalis memotret miniatur Kapal Tunda (KT) Bima 306 yang Senin (22/6) diserahterimakan PT Daya Radar Utama kepada PT Pelindo III. ka Panjang Perusahaan (RJPP) 20092013, perseroan mulai melaksanakan pengembangan fasilitas, baik infrastruktur dan suprastruktur di beberapa cabang. Seperti, perluasan lapangan penumpukan peti kemas di Banjarmasin, di TPKS Semarang, dan di Terminal Nilam Multipurpose Tanjung Perak.

Sesuai data kunjungan kapal pada 2008, jumlah kunjungan kapal yang masuk ke pelabuhan wilayah Pelindo III sebanyak 74.818 kapal dan total 206.324.695 Gross Ton (GT). “Diperkirakan, pada 2009 ada kenaikan sekitar 4 persen atau sekitar 80.803 unit kapal,” pungkasnya. ■ sda

Bulog Mulai Jual Gula Lokal Dijual Bebas Tanpa Tender SURABAYA - SURYA PERUM Bulog Divisi Regional Jatim membatasi jumlah penjualan gula milik PTPN dan RNI minimal 100 ton dan maksimal 2.000 ton per transaksi. Pembatasan ini sebagai upaya pemerataan distribusi gula milik BUMN ke pedagang gula kategori menengah kecil, yang belum dapat mengikuti pembelian melalui sistem lelang. Kepala Divre Perum Bulog Jatim Sutono mengatakan, dalam sistem penjualan gula kristal putih (GKP) itu, Bulog

hanya sebagai agen yang dalam penjualannya tidak ada transfer of ownership. “Artinya, PTPN dan RNI tetap sebagai pemilik barang dan Bulog hanya agen penjualan saja,” kata Sutono, di kantornya, Senin (22/6). Untuk harga jual gula yang diageni Bulog, lanjut Sutono, mengikuti harga perkiraan

sendiri (HPS) dari PTPN dan RNI. Besaran harga gula yang ditawarkan Bulog akan mengalami perubahan setiap minggu, karena HPS mengikuti harga lelang gula setiap pekan. “Bulog berharap transaksi pembelian gula dari pedagang menengah kecil bisa dilakukan secara cepat. Bulog mampu menyelesaikan proses penjualan gula dalam sehari,” ujar Sutono, didampingi Humas Bulog Divre Jatim, Julia Hermawati. Sutono mengatakan, calon pembeli gula di Perum Bulog harus memenuhi persyaratan yang telah ditetapkan. Yakni, pembeli dari seorang pengusaha yang memiliki SIUP, badan usaha koperasi, atau distributor resmi. “Yang pasti, Bulog meng-

inginkan pembeli harus memiliki izin dan berbadan hukum legal. Kami akan tolak pembeli ilegal,” tandasnya. Tahun ini, Perum Bulog memasarkan sekitar 689.000 ton gula PTPN dan PT RNI. Khusus Jatim, Bulog mendapat alokasi penjualan gula 168.700 ton. Stok gula yang dijual pekan ini 11.000 ton, terdiri dari milik RNI 1.000 ton seharga Rp 7.250 per kg, PTPN X 4.000 ton seharga Rp 7.250 per kg, dan PTPN XI 6.000 ton harga wilayah barat Rp 7.250 per kg dan wilayah timur Rp 7.225 per kg. Corporate Secretary PTPN XI Adig Suwandi mengatakan, pihaknya menerapkan harga jual gula melalui Bulog akan mengikuti hasil lelang gula

petani. Ini untuk menghindari terjadinya ketimpangan harga gula lokal di pasar konsumsi.

Tekan Harga Disperindag Jatim mengupayakan akan menekan harga gula eceran sampai level Rp 7.000. Ini mengingat harga di tingkat konsumen kini melambung sampai Rp 8.500 per kilogram. “Rabu (24/6), kita akan bahas harga gula dengan para stake holder, termasuk APTR. Kita upayakan harga kembali stabil di kisaran Rp 7.000,” janji Zainal Abidin, Kepala Disperindag Jatim, Senin (22/6). Stok gula di Jatim saat ini mencapai 50.000 ton, sementara baru 20 persen yang akan dilelang (11.500 ton). ■ aru/ame

perjalanan UMROH LIBURAN Bersama SHAFIRA 15 Grat Gr Gratis atis is 1 Dijamin Berangkat Berangkat Hotel Dekat

: 18,24,25,28 Juni, 02,08 Juli dst Umroh 9 hr Umroh Plus Cairo : 24 Juni, 02 Juli Umroh Plus Istanbul : 02 Juli Umroh Plus Dubai : 29 Juni Umroh Plus Aqsho : 02 Juli Umroh Plus Malaysia : 18, 25 Juni,01 Juli dst China Moslem Tour Tour : $.850 Berangkat Setiap Sabtu Singapore 2 Hr Kuala Lumpur 3 Hr Bangkok 3 Hr Bali 3 Hr

RAH TERMU ABAYA DI SUR

: $.99 (Include Tiket PP dan Hotel) : $.123 : $.80 : Rp.410.000

Dibuka Pendaftaran Haji Plus Kopindo (Shafira Group) Paket Haji Ekonomis Pak Haji Eko mulai $.5,999

SHAFIRA Graha Pena Jawa Pos : 031-8273300 SHAFIRA Juanda Business Centre : 031-8555558

Minggu-Libur Buka

SMS Permintaan Brosur ketik BROSUR*nama dan alamat lengkap. Kirim ke 0857 3178 0007

Umroh/Haji :

031-70273300 Tour : 031-77516868 Tiket : 031-72652223

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 6


C M Y K

7

HARIAN SURYA

PAGE 7

Jawa Timur

SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

Pasutri Ikut Pesta SS BANGKALAN – Petugas Polres Bangkalan menangkap empat tersangka pelaku pesta sabu-sabu (SS), yang dua di antaranya adalah pasangan suami-istri (pasutri), Minggu (21/6) malam, yaitu R Luhur Adi Cahyono, 35, dan Imami Rahmawati, 32. Dua tersangka lainnya adalah Achmad Zaini, 32, warga Desa Togubang, Kecamatan Geger dan Mudakkir, 52, warga Desa Lajing, Kecamatan Arosbaya, Bangkalan. Pesta SS itu dilakukan di rumah pasutri tersebut, di Kelurahan Demangan, Kecamatan Kota Bangkalan. Saat digerebek, keempat tersangka sedang dalam keadaan fly di ruang tamu yang kain gordennya tertutup. Dari rumah tersangka, polisi menyita barang bukti beberapa poket kosong bekas SS, satu poket masih berisi SS, alat pengisap, kompor kecil, dan satu botol alkohol 95 persen. Kasat Reskrim Polres Bangkalan, AKP Suwarno yang dimintai konfirmasinya mengatakan, pesta SS yang digelar pasutri dan dua temannya itu terendus polisi berkat informasi masyarakat sekitar. Belakangan ini warga curiga, hampir tiap hari, siang dan malam, rumah tersangka sering kedatangan tamu, namun rumah itu selalu dalam keadaan tertutup. ■ st30

2 Remaja Mencuri di Ponpes KEDIRI – Dua remaja jebolan SMP, Agus Budi Santoso, 16, asal Desa-Kecamatan Gurah, Kabupaten Kediri, dan Rifki Setiawan, 16, asal Dusun Joho, Desa Sumberejo, Ngasem, babak belur dihakimi massa, Senin (22/6) dini hari, karena tertangkap basah mencuri di Ponpes Tahfidhul Qur’an, Dusun Kalang, Ngasem. Keduanya mengacak-acak lima kamar santri untuk mencari harta benda milik para santri. Keduanya sempat hendak membawa kabur VCD player, uang, ponsel, dan barang yang lain. Namun, saat mereka hendak kabur dengan berboncengan sepeda motor Yamaha nopol L 3082 TA, tepergok pemilik barang tersebut. Para santri pun menghajar mereka hingga babak belur sebelum akhirnya diserahkan ke Polsek Gurah. “Saya nekat mencuri karena yakin kamar di pondok selalu sepi. Biasanya juga tidak pernah dikunci,” ujar Rifki yang wajahnya bebak belur saat ditemui di Polsek Gurah. Dua remaja ini sudah lama mengincar barang-barang berharga di ponpes tersebut. Karena lokasi ponpes tanpa pintu gerbang, mereka leluasa masuk. Kamar pertama yang ditinggalkan penghuninya menjada sasaran. Satu VCD Vitron bersama 10 keping VCD digondol. Dua batang rokok kretek ikut disahut. Belum puas dengan hasil ini, Rifki yang ditunggu Agus di luar, baraksi di kamar lain. Kali ini dia menyambar dua dompet berisi uang Rp 30.000, dua ponsel Nokia 3230 dan 2600, tas ransel dan jaket. Jaket ini kemudian dipakainya saat hendak kabur. Namun, petaka bagi mereka justru dari jaket tersebut karena pemiliknya mengenalinya. ■ k2

surya/sutono

BATU PERTAMA - Gubernur Soekarwo bersama Wagub Saifullah Yusuf saat hadir dalam acara peletakan batu pertama pembangunan Rumah Sakit NU di Jombang.

Pak De Ancam PJTKI Nakal JOMBANG - Gubernur Jatim Soekarwo (Pak De Karwo) mengancam melaporkan ke polisi Perusahaan Jasa Pengerah Tenaga Kerja Indonesia (PJTKI) yang nakal, untuk diproses sesuai hukum yang berlaku. Hal itu ditegaskan Pak Dhe Karwo menanggapi pertanyaan wartawan perihal banyaknya TKI di Jatim yang mendapat masalah di tempatnya bekerja di luar negeri, di sela acara peletakan batu pertama rumah sakit Nahdlatul Ulama (RSNU) Jombang, di Desa Balungbesuk, Kecamatan Diwek, Minggu (21/6) malam. Menurut Soekarwo, penyelesaian secara hukum perlu dilakukan mengingat kemungkinan masih ada PJTKI yang nakal, seperti pemalsuan dokumen, tempat kerja yang tidak jelas dan sebagainya, yang ujung-ujungnya merugikan TKI di luar negeri. Selain itu, untuk memberikan pendampingan atau membantu penyelesaian TKI yang terkena persoalan di luar negeri, pemprov sudah bekerjasama dengan ataseatase kedutaan RI di tempat-tempat TKI bekerja. “Kami melakukan kerja sama dan koordinasi melalui Deparlu (Departemen Luar Negeri),” jelas Pak De, yang pada acara peletakan batu pertama itu didampingi Wagub Saifullah Yusuf (Gus Ipul). Soekarwo membeberkan, sebenarnya Pemprov Jatim sudah memberikan bantuan untuk para TKI, agar mereka tidak terjebak sebagai TKI ilegal. Bantuan itu, dalam bentuk dana Rp 4 juta per orang, yang digunakan pengurusan administrasi serta biaya pemberangkatan. “Para TKI itu mengembalikan dana itu dengan cara diangsur setelah bekerja di luar negeri, dengan bunga ringan,” imbuh Soekarwo, sembari menyebut program ini sudah berjalan sekitar dua tahun. ■ st8

TAKTIS Rp

Bupati Mantu, PKL Libur Dapat Kompensasi hingga Rp 100.000 KEDIRI – SURYA SEBANYAK 282 pedagang kaki lima (PKL) di seputaran Alun-alun Kediri harus libur sementara karena orang nomor satu di Kabupaten Kediri mempunyai hajat mantu pada Sabtu (27/6). Meskipun mendapat kompensasi, para pedagang mengaku masih merugi. Acara pernikahannya sendiri akan digelar di Pendopo Kabupaten Kediri, yang lokasinya persis menghadap alun-alun. Yang menjadi masalah, alun-alun menjadi pusat PKL berjualan. “Kami diberi tahu, malam Minggu besok teman-teman PKL diminta libur. Alun-alun harus bersih dari PKL karena bupati mantu. Kami akan mendapat kompensasi antara Rp 75.000-Rp 100.000,” terang Beno, penjual soto saat ditemui Surya, Senin (22/6). Menurut Ketua Paguyuban Pedagang Alun-alun, Subagiyono, total pedagang yang ber-

jualan di alun-alun 282 orang. Dia mengaku mendapat edaran berisi imbauan agar pedagang PKL berhenti berjualan selama satu hari itu. “Kami menghargai karena yang punya gawe Bapak Bupati. Apalagi hanya libur sehari untuk memberikan jalan kepada tamu bupati besok,” kata Subagiyono. Namun, diakui nilai kompensasi tersebut tergolong kecil dibanding hasil yang diraih saat mereka buka di malam Minggu. Rata-rata PKL yang berjualan di hari ramai tersebut bisa membawa pulang paling sedikit Rp 300.000.

“Mau bagaimana lagi,” pasrah Siti, pedagang mi ayam. Kasatpol PP Kabupaten Kediri, Gembong Sudjatmiko, saat dikonfirmasi membenarkan akan ada semacam kompensasi untuk ratusan PKL. Tidak dijelaskan, uang tersebut dari kantong pribadi bupati atau dana operasional Satpol PP. Gembong menambahkan bahwa saat ini pihaknya sudah berkoordinasi dengan setuan lain untuk pengamanan acara pernikahan. Seluruh jalur lingkar alunalun ditutup total sejak Sabtu (27/6) dini hari. Karena lokasinya berada di wilayah Kota Kediri maka Satpol PP kabupaten akan berkoordinasi dengan rekannya dari pemkot. “Kekuatan keamanan sekitar 200 personel. Mereka dari satpol PP kota dan kabupaten ditambah polisi. Parkir kendaraan menjadi masalah besar kami,” terang Gembong. Bupati Kediri, Sutrisno menikahkan anak pertamanya, Riz-

Unas Jeblok, Semua Kasek Dikumpulkan

BOJONEGORO – SURYA Buruknya hasil ujian nasional (Unas) di Bojonegoro tahun ini membuat Dinas Pendidikan (Dindik) setempat kelabakan. Sebagai evaluasi, Dindik Bojonegoro berencana memanggil seluruh kepala sekolah (kasek) mulai dari SMP, SMA, dan SMK se-Kabupaten Bojonegoro. Dindik juga berencana mengumpulkan ra-

tusan siswa sekabupaten yang tidak lulus. Tercatat 198 siswa SMA dan SMK di Bojonegoro tidak lulus Unas tahun ini. Setelah itu, hasil Unas SMP juga hacur lebur. Dari 11.999 siswa SMP peserta Unas dari 91 lembaga pendidikan, tidak lulus 377 siswa atau 3,14 persen. Jumlah siswa tidak lulus tahun ini naik drastis dibanding tahun lalu.

surya/nuraini faiq

DEMI BUPATI - Deretan PKL di Alun-alun Kediri yang diliburkan saat Bupati Sutrisno mantu di pendopo, Sabtu (27/6). ka Widyaswari dengan Gilang Perdanakusuma. Rizka adalah alumnus Psikologi Ubaya sedangkan Gilang alumnus Teknik Kimia ITS. Mereka teman saat duduk di SMAN 2 Kediri. Siapa saja pejabat dan un-

dangan yang bakal hadir? “Sebaiknya soal pejabat siapa dan berapa tamu yang diundang nanti, jangan tanya saya,” elak Dede Sujana, sekretaris penitia pernikahan saat dikonfirmasi Surya. ■ k2

Dindik Bojonegoro mengaku perlu pembenahan di semua lini untuk memperbaiki kualitas pendidikan. “Kami perlu melakukan evaluasi menyeluruh, mungkin pertengahan atau akhir Juli nanti semua kasek akan kita kumpulkan,” kata Kepala Bidang Pendidikan Menengah Umum (Kabid Dikmenum) Dindik Bojonegoro, Hanafi. Selain Kasek, Dindik juga

akan memanggil bagian kurikulum semua sekolah untuk mendampingi para kasek pada pertemuan itu. Karena, semua elemen sekolah harus terlibat. Kapan pelaksanaan pengarahan tersebut, hingga kemarin belum bisa dipastikan waktunya. Yang jelas, siswa baru bisa dipertemukan kembali setelah ujian kesetaraan Paket C dan B. ■ st31

Aset Pemkab Rp 1,3 M Jadi Milik Pribadi BLITAR - SURYA Aset Pemkab Blitar berupa tanah seluas 2 hektare di tepi jalan raya Desa Jatilengger, Kecamatan Ponggok, Kabupaten Blitar senilai Rp 1,3 miliar tiba-tiba berubah menjadi aset pribadi bersertifikat hak milik. Hal ini terungkap dalam rapat Panitia Khusus (Pansus) Jatilengger DPRD Kabupaten Blitar, bersama dengan pemkab dan pengembang perumahan Jatilengger Permai PT Bina Peri Permai Malang, Senin (22/6) di gedung dewan setempat. Salah satu anggota Pansus Jatilengger, Achmad Dardiri mengungkapkan, status tanah itu semula aset daerah. “Sekarang sudah dipecah-pecah menjadi sertifikat hak milik (SHM) pribadi, pembeli perumahan,” ujar Dardiri seusai rapat. Dengan beralihnya status tanah tersebut menjadi SHM, maka aset tersebut hilang dan pemkab tidak punya hak apaapa lagi. Seharusnya aset tersebut bisa tetap menjadi hak milik pemkab, ketika pengembang atau pihak ketiga hanya mengeluarkan sertifikat Hak Guna Bangunan (HGB) saja. Pemkab memang mendapatkan kompensasi dari kerja sama pemanfaatan lahan tersebut senilai Rp 840 juta untuk lahan seluas 2 hektare, serta Rp 460 juta untuk bagi hasil penjualan perumahan, sehingga totalnya Rp 1,3 miliar. Tapi, proses pelepasan aset tersebut menyalahi prosedur, tanpa ada paripurna pengesahan dari legislatif. Pihak eksekutif melalui mantan kepala Kantor Aset Daerah, Agus Budi Handoko yang kini menjabat Kepala

Bapemas (Badan Pember dayaan Masyarakat) ketika dikonfirmasi mengenai hilangnya aset ini mengakui pencabutan persetujuan dewan sudah terlambat, ketika proses sertifikasi sudah diajukan pengembang ke Kanwil BPN Jawa Timur. “Jadi tidak mungkin dibatalkan karena proses sudah berjalan,” elaknya. Dengan hilangnya aset daerah yang prosedur pelepasannya tidak sesuai aturan tersebut, langkah apa yang akan diambil pemkab? Agus mengaku saat ini sedang dilakukan pembahasan, untuk mencari jalan keluarnya. “Tidak bisa pemkab sepihak membatalkan sertifikat tersebut karena kami sudah menerima kompensasi Rp 1,3 miliar yang bisa belikan tanah di lokasi lain,” imbuh Agus. Meskipun saat ini baru dibayar sekitar Rp 280 juta oleh pengembang. Untuk diketahui pelepasan dan pemanfaatan aset daerah berupa tanah seluas 2 hektare, yang di atasnya dibangun perumahan oleh PT Bina Peri Permai tersebut, sempat menjadi polemik. Ketua DPRD Kabupaten Blitar M Taufich mencabut persetujuan pelepasannya 2008 lalu. Aset tanah seluas 2 hektare yang terletak di tepi aliran sungai lahar tersebut, awalnya merupakan tanah Dinas Pengairan. Namun, sejak 2002 setelah diurus statusnya menjadi aset Pemkab Blitar. Oleh pemkab dimanfaatkan dengan menggandeng pihak ketiga PT Bina Peri Permai, dibangun 150 perumahan dan 15 ruko dengan kompensasi Rp 1,3 miliar. ■ ais

rupa-rupa

kotak ini

kecil...

tapi bisa membuat Anda

BESAR BESA R

hubungi bagian iklan

031- 8419000

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 7


C M Y K

8

HARIAN SURYA

PAGE 8

Jawa Timur SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

Arena Sabung Ayam Digerebek Pejudinya Kabur JOMBANG - SURYA ARENA judi sabung ayam dengan taruhan uang jutaan rupiah di Dusun Barong, Desa Barongsawahan, Kecamatan Bandarkedungmulyo digerebek petugas Polsek Bandarkedungmulyo, Minggu (21/6). Namun diduga penggerebekan itu keburu bocor, sehingga seluruh tersangkanya kabur. Polisi hanya menyita tujuh unit sepeda motor yang diduga milik pengunjung dan pejudi serta empat ekor ayam jago aduan. Bocornya penggerebekan itu diduga karena arena sabung ayam dengan taruhan hingga jutaan rupiah itu diduga mendapat backing dari oknum polisi. Bahkan salah satu pejudi di arena sambung itu juga oknum aparat. Informasi yang dihimpun Surya menyebutkan, penggerebekan itu dilakukan sekitar pukul 14.00 WIB. Bermula dari informasi masyarakat yang menyebut di pe-

JAGO Ayam jago dan sejumlah sepeda motor milik pejudi sambung ayam diamankan di Mapolsek Bandarkedungmulyo, Senin (22/6).

surya/sutono

karangan tepi sawah milik seorang warga dijadikan arena sambung ayam. Setelah mendapat info itu, petugas segera melakukan pengintaian. Setelah dipastikan informasi itu akurat, petugas bergerak ke lokasi. Namun sayang, sekitar 100 meter sebelum lokasi, kedatangan rombongan aparat itu keburu didengar para pejudi. Mereka langsung semburat

melarikan diri ke berbagai arah. Polisi yang tiba di lokasi beberapa menit kemudian hanya mendapati tujuh unit sepeda motor dan empat ekor ayam aduan beserta sangkarnya. Ketujuh sepeda motor dan empat ayam aduan itu kemudian diamankan ke Mapolsek Bandarkedungmulyo. Kapolsek Bandarkedungmulyo AKP Untung Sugiarto saat dikonfirmasi mengakui telah mengge-

rebek arena judi sabung ayam. Namun dia membantah adanya keterlibatan oknum polisi sehingga penggerebekan keburu bocor. Kendati demikian, Untung berjanji mengusut kasus itu dengan menelusuri pemilik sepeda motor maupun ayam jago yang diamankan. “Kami tidak menangkap satu pun tersangka, sehingga tidak mengetahui identitas para pejudinya,” ujarnya. ■ st8

Kantor KPU Jember Didemo JEMBER - SURYA KPU Jatim yang meloloskan kedua orKantor KPU Jember kembali didata- ang tersebut. Massa menuntut kedua ngi pedemo. Kali ini sejumlah orang yang orang itu mundur. Para pedemo juga tergabung dalam Komponen Masyarakat mengancam akan membawa massa lebJember Peduli Demokrasi ih banyak lagi jika tuntutanJawaban melakukan orasi di halanya tidak ditanggapi oleh KPU man kantor KPU, Senin Jember. KPU harus (22/6). Anggota KPU Jember, Itok dirapatkan melalui Pedemo memprotes maWicaksono mengatakan, dirisuknya dua anggota in- pleno. Jadi aspirasi nya tidak bisa menjawab dan cumbent, Ketty Tri Sety- panjenengan kami memenuhi keinginan para peorini dan Hanan Kukuh tampung dan akan demo. “Jawaban KPU harus Ratmono yang terpilih lagi dirapatkan melalui pleno. kami rapatkan. menjadi anggota KPU Jadi aspirasi panjenengan Jember periode 2009 kami tampung dan akan 2014. Keduanya dituding melakukan ko- kami rapatkan,” ujarnya. rupsi. “Honor pelipat surat suara dalam Sementara Hanan Kukuh Ratmono saat pileg lalu dipotong, kotak suara juga di- dikonfirmasi Surya membantah telah jadikan daun jendela rumah Ketty,” te- melakukan korupsi. Untuk memutuskan riak Edy Black yang melakukan orasi. seseorang korupsi atau tidak hanya aparat Mereka juga memprotes keputusan yang berwenang. ■ st9

Carok Satu Lawan Dua SUMENEP – SURYA Diduga karena salah paham Abdul,35, terlibat carok dengan Matsini,35 ,dan Herman,25, Senin (22/6). Ketiga pria yang terlibat carok itu masih bertetangga di Dusun Perrengan, Desa Batuampar, Kecamatan Guluk-Guluk. Akibat carok itu Abdul mengalami luka parah karena sekujur tubuhnya penuh luka senjata tajam. Korban mendapat perawatan di RSD Pamekasan. Dua lawannya yang masih bersaudara Matsini dan Hanan juga dirawat di Puskesmas Guluk-Guluk. Informasi yang dihimpun Surya dari lokasi kejadian menyebutkan, peristiwa itu terjadi karena salah paham antara Abdul dengan Matsini. Tidak diketahui penyebabnya Abdul sempat mencari Matsini ke rumahnya untuk menantang carok. Matsini yang mengetahui ditantang carok

meladeni tantangan Abdul. Kedua pria itu akhirnya terlibat duel. Saat keduanya terlibat duel munculah Herman, saudara Matsini sehingga terjadi carok satu lawan dua. Carok itu berhenti sendiri setelah ketiganya duel selama 15 menit karena samasama terkapar bermandikan darah. Setelah ketiganya roboh, warga baru berani mendekat memberikan pertolongan. “Warga tidak berani melerai karena ketiganya memegang celurit. Ada kabar, Abdul tersinggung dengan kata-kata Matsini sehingga marah dan menaruh dendam kepada Matsini,’’ ujar Kadir warga sekitar TKP. Kasus carok satu lawan dua itu masih diselidiki aparat kepolisian. Kapolsek Guluk-Guluk AKP Sukrisnadi masih menyelidiki kasus carok yang melibatkan tiga pria. ■ st2

INFORMASI PEMASANGAN IKLAN HUBUNGI:

ANO - 081 8300133 ARSO - 031 71910992

BIMAXI

YAYASAN PENDIDIKAN IPIEMS

Jurus Jitu Kendalikan Pendaftaran Siswa Baru SMA, SMP, SMK Plus Keringanan Impotensi dan ED ❑ Mulai 19 Juni 2009 Sampai dengan Target Terpenuhi PRIA selalu ingin perkasa, tapi tidak semua pria bisa mewujudkannya. Ejakulasi Dini (ED) salah satu faktornya. Bila terjadi satu dua kali, wanita pasangan bisa memahami mungkin karena banyak tekanan, terlalu capek, stres. Pria yang terkena ejakulasi dini atau cepat keluar akan merasa gagal,menghindari seks, depresi dan menjaga jarak karena tidak dapat memuaskan istrinya. Bila hal itu di biarkan akan berakibat impoten permanen. Jika Anda salah satu yang mengalaminya, Anda butuh BIMAXI (BPOM TR 063.361.281), suplemen vitalitas untuk pria, yang terbuat dari bahan alami berkualitas yang dapat membantu anda merawat dan mempertahankan fungsi seksual sekaligus menggairahkan kehidupan seksual Anda. Kandungan utama BIMAXI, seperti Ginseng, Pasakbumi, Jintan Hitam, Biji Pinang dipercaya sebagai herbal peningkat gairah seksual (afrodisiak) yang ampuh. Karena itu BIMAXI baik untuk terapi mencegah ejakulasi dini, memperbaiki kualitas sperma, meningkatkan kesuburan dan meningkatkan stamina, meningkatkan hormon seksual pria. BIMAXI adalah cara tepat guna mempertahankan dan meningkatkan prestasi seksual serta memulihkan percaya diri Anda. ● ikl Untuk informasi JAWA TIMUR: (031) 71946060/081357875550, SURABAYA/ GRESIK/SIDOARJO: (031) 71936248/72033881, MADIUN: (0351) 7636643, PONOROGO: (0352) 7120713, PACITAN: (0357) 5134775, MAGETAN: (0351) 7625944, NGAWI: (0351) 7636643, BLITAR: (0342) 7750062, KEDIRI: (0354) 7156661, TULUNGAGUNG/TRENGGALEK: (0355) 7746182, PROBOLINGGO: (0335) 7647179, PASURUAN: (0343) 7852062, BOJONEGORO: (0353) 7722928, TUBAN: (0356) 7024916, LAMONGAN: (0332) 7711419, JEMBER: (0331) 3415437, LUMAJANG: (0334) 7730554, BANYUWANGI: (0333) 411300, MALANG: (0341) 9151616, MOJOKERTO/JOMBANG: (0321) 6234579, BANGKALAN: (031) 71133802, SAMPANG: 08123086884, PAMEKASAN: (0324) 7717177, SUMENEP: 0818587329 ATAU HUBUNGI APOTEK-APOTEK TERDEKAT DI KOTA ANDA

YAYASAN pendidikan IPIEMS mengabdi di dunia pendidikan berupaya untuk mencapai kualitas pendidikan yang cemerlang demi mencapai keinginan masyarakat, bangsa dan negara serta merealisasikan cita-cita anak didik. Oleh karenanya, sebagai wujud pengabdian dan pemerataan di dunia pendidikan, Yayasan Pendidikan IPIEMS memberikan KERINGANAN bagi calon siswa baru yang mendaftar di SMA, SMP, dan SMK Ipiems, yakni: - Siswa SMP yang mendaftar di SMA IPIEMS dengan DANUN >23 dan dinyatakan LULUS, mendapatkan discount Sumbangan Pengembangan Rp 1 juta dari Rp 2,3 juta. - Siswa SD yang mendaftar ke SMP IPIEMS dengan nilai UASBN =22 mendapatkan keringanan sumbangan pengembangan Rp 300.000 dari Rp 1,5 juta. - Siswa SMP IPIEMS yang mendaftar ke SMK IPIEMS mendapat keringanan sumbangan pengembangan sebesar Rp 550.000 dan siswa SMP UMUM sebesar Rp 300.000 dari Rp 1,5 juta. SMA IPIEMS memiliki beberapa keunggulan, diantaranya terdapat 17 ekstrakurikuler antara lain broadcast, band, cheerleader, jurnalistik, renang, futsal, bahasa Jepang dan Mandarin, Volly, Basket, Desain Grafis, setelah lulus mendapat sertifikasi TIK, bahasa Inggris, Toefel, kegiatan belajar mengajar menggunakan multimedia, serta tersedianya

laboratorium komputer, bahasa, IPA dan fasilitas internet. Keunggulan yang dimiliki SMP IPIEMS, diantaranya: Guru sebagai pendamping siswa untuk menumbuhkan motivasi belajar, membina siswa dengan penuh disiplin, jujur, dan penuh kesabaran, serta beragam kegiatan ekstrakurikuler, antara lain Silat, Modern Dance , Band, Basket, dan Futsal. Sementara itu SMK IPIEMS juga membuka Jurusan MULTIMEDIA (MM) dan DESAIN GRAFIS/DESAIN KOMUNIKASI VISUAL (DKV) sebagai upaya mempersiapkan lulusannya untuk menjadi tenaga

Awalnya Kurang ‘Optimal’, Kini Membanggakan DALAM era keterbukaan, kaum istri mulai ikut buka suara. Alasannya emansipasi. Seperti penuturan Ny. Nuri (31 tahun), seorang ibu Jeng Erna (terapis) rumah tangga dengan dua anak. Ia bercerita apa adanya tentang kehidupan pribadinya bersama suami tercintanya. “Saya tak malu menceritakan ini semua, karena memang kenyataan dan saya yakin bukan hanya dialami saya sendiri, karena mungkin banyak pasangan suami istri lain yang punya masalah sama. Mudah-mudahan ini menjadi pelajaran berharga buat para istri,” kata Ny. Nuri. Diceritakannya, suaminya menderita ejakulasi dini. Setiap berhubungan intim, hanya sebentar saja. Selama 7 tahun berumah tangga, ia mengaku awalnya baik-baik saja. Baik karena merasa sang suami telah memberikan nafkah lahir berkecukupan. Tapi dalam urusan nafkah batin, ia merasa adanya ketidakberesan. Ini karena suaminya kurang ‘maksimal’. Awalnya ia hanya bisa diam sebagai wujud kepatuhan kepada suami. Tapi lama kelamaan ia merasa harus berbicara dari hati ke hati. Dan itu baru ia beranikan setelah biduk rumah tangganya berjalan sekitar 7 tahun. Waktu yang cukup panjang dan melelahkan bagi Ny. Nuri yang bersuamikan karyawan perusahaan swasta di Surabaya ini. Singkat cerita, suaminya pun menyadari kondisi itu. Ia tak marah, justru bersyukur, karena diingatkan satu hal, bahwa ketercukupan nafklah lahir saja tak cukup. Pasangan ini pun mencari solusi bersama. Atas referensi teman, mereka berobat ke Klinik Mustika Ratu, yang terletak di Jl. Barata Jaya XX no. 97, Bratang-Surabaya, telp. (031) 60909022, 91660090. Call Centre: 081944272727. Di sana ia diterapi, dipijat dan diberi ramuan khusus serta mendapatkan tips-tips khusus dari herbalis seka-

ligus terapis Jeng Erna. Seminggu kemudian Ny. Nuri datang dan menyampaikan ucapan terima kasih karena suaminya kembali perkasa, dan menjadi suami sejati. Ny. Nuri berbagi cerita dengan senyum mengembang dari bibirnya. Iapun mengungkapkan baru merasakan kebahagiaan dalam berumah tangga. “Rumah tangga kami nyaris beku, bahkan saya sudah pasrah kalau harus berpisah. Tapi sekarang saya sudah menemukan kepuasan sejati dari suami tercinta,” kata Ny. Nuri yang mengajak pasutri untuk selalu terbuka terhadap permasalahan di tempat tidur. ● ikl

kerja terampil dan terlatih atau melanjutkan ke perguruan tinggi. Upaya nyata yang dilakukan: - Menyiapkan SDM profesional - Sarana dan prasarana (perpustakaan, laboratorium komputer dilengkapi internet-WiFi, media ajar, ruang kelas yang nyaman, pelayanan BP/BK, kegiatan KBM didukung IT, lapangan olah raga, tempat ibadah. - Bekerjasama dengan Dunia Usaha (DU) dan Dunia Industri (DI) serta lembaga pendidikan yang relevan untuk memberikan tempat pelatihan/praktik kerja/

melanjutkan ke perguruan tinggi. - Fasilitas pengembangan diri/ekstrakurikuler. Informasi selengkapnya hubungi Sekretariat: Jl. Raya Menur No. 125 Surabaya. • SMA IPIEMS (031) 5993014, fax. (031) 5947930 • SMP IPIEMS (031) 5923769, 5947930 • SMK IPIEMS (031) 5947930, 081553513275 SMA, SMP, dan SMK IPIEMS juga memberikan layanan PSB Online GRATIS. ● ikl

PENGOBATAN TRADISIONAL SHINSHE

Bantu Atasi Berbagai Penyakit SHINSHE Ahli dari Tiongkok dapat membantu Anda untuk mengatasi ber bagai penyakit. Pe ngobatan Shinshe dari Tiongkok yang kaya pengalaman membantu para penderita dengan memprediksi dan mengobati dengan cara akupunktur, urut, pijat, kop, dan mengobati berbagai penyakit. Diantaranya, infeksi tulang leher, infeksi bahu, pergeseran mangkok tulang pinggang, sakit saraf tulang induk, rematik tulang kaki tangan kesemutan, pinggang dan lutut rasa nyeri, lemas, migrain, pusing dan sakit kepala, stroke, lumpuh sebelah badan atau setengah badan. Selain itu, dapat mengatasi gangguan kehamilan dari pihak laki-laki dikarenakan seksualitas terganggu, sperma mati tidak sempurna, ada kelainan, mampet sperma gangguan sejak lahir, dan sebagainya. Dari pihak wanita, penyebabnya adalah haid tidak teratur, mampet, keputihan, sakit sewaktu haid, saluran indung telur tersumbat, infeksi leher rahim, kista dan rahim lemah. Spesial mengobati berbagai jenis penyakit yang sulit disembuhkan seperti diabetes, Asam urat tinggi, hipertensi, penyakit lambung usus, liver, wasir, ayan, tumor , dan lain-lain. Untuk mengatasi penyakit-penyakit yang sulit di sembuhkan di atas, para shinshe menggunakan perpaduan resep kuno, resep tradisional, resep

C M Y K

rahasia, resep pe ngalaman, disatukan dengan Teknologi ilmiah modern. Sehingga, tercipta sebuah hasil karya dari herbal sangat efektif dan ampuh menyembuhkan berbagai penyakit. Bila ada keluhan, silakan kunjungi Klinik Kesehatan Shinshe Sari Alam, Jl. Tegalsari No. 95 Surabaya. Jam Praktek: Senin-Sabtu pukul 09.0012.00 dan 14.00-17.30 WIB, Mi nggu pukul 09.0012.00 WIB. Informasi selengkapnya hubungi: (031) 545-1955, 9116-7066, 9174-4593. ● ikl

HARIAN SURYA

PAGE 8


C M Y K

9

HARIAN SURYA

PAGE 9

Nasional-Internasional SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

lintasnusantara

Djoko Dijemput Pesawat AS

45 Titik Api Bakar Hutan di Riau PEKANBARU - Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Pekanbaru, melaporkan, 45 titik api diduga akibat kebakaran lahan dan hutan terpantau di sejumlah daerah di Provinsi Riau. Staf Analisis BMKG Pekanbaru Sanya Gautami mengatakan, jumlah titik api cenderung berkurang. Meski begitu, Riau masih tetap menjadi penyumbang kebakaran lahan dan hutan di Indonesia Bagian Barat karena titik api yang terpantau se-Sumatra mencapai 90 titik. Berdasarkan pantauan satelit NOAA 18 pada Minggu (21/6), jumlah titik api di Riau mencapai 111 titik yang tersebar di 10 kabupaten/kota. “Jumlah itu kini hanya tersebar di sembilan daerah dengan jumlah 45 titik,” katanya, Senin (22/6). Ia menjelaskan, titik api paling banyak ditemukan di Kabupaten Pelalawan yang mencapai 18 titik. Kemudian diikuti di Kabupaten Rokan Hilir mencapai 10 titik api, Kampar (5), Siak (4), Bengkalis (3), Indragiri Hulu (2), serta masing-masing satu titik api di Rokan Hulu, Kuantan Singingi, dan Kota Dumai. “Luas lahan yang terbakar mencapai 90 hektare,” katanya. BMKG memperkirakan kabut asap masih berpeluang menyelimuti Pekanbaru karena peluang hujan masih berintensitas rendah dan hanya terjadi di Selatan Riau. Sedangkan, jarak pandang tercatat pada pukul 17.00 WIB mencapai delapan kilometer. ■ ant

Prita Siap Gugat Balik RS Omni TANGERANG - Prita Mulyasari, 32, mempersiapkan sejumlah bukti ketidakberesan pengobatan dan perawatan untuk melakukan gugatan balik terhadap RS Omni International, Alam Sutera, Tangerang Selatan, Banten. “Minggu ini saya dan kuasa hukum akan menggugat balik RS Omni,” kata Prita di Tangerang, Senin (22/6). Ia mengatakan gugatan balik itu dilakukan karena tidak ada iktikad baik RS Omni untuk mencabut gugatan hukum, dan terus menggugat secara perdata dan pidana terhadap dirinya. “Bukan karena saya ingin merusak citra RS Omni dari surat elektronik atau e-mail yang saya kirim, melainkan karena saya merasa tidak diperlakukan dengan baik sebagai pasien ketika dirawat di rumah sakit itu,” katanya. Ia mengatakan, bukti-bukti itu, antara lain resep dokter, tindakan dari suntikan tim dokter, dan obatobatan tanpa alasan jelas yang tidak sesuai kadarnya yang diberikan kepadanya ketika dirawat di RS Omni pada 7 Agustus 2008. “Resep dan dosis suntikan serta obat yang diberikan tim dokter kepada saya untuk dikonsumsi ada yang tidak betul dan membuat kondisi kesehatan saya semakin terganggu,” kata Prita. Dia mengatakan ketika dirawat dirinya awam terhadap obat-obatan yang diberikan dokter. Bahkan tim dokter tidak memberitahukan secara rinci penyakit apa yang dideritanya. “Bahwa apa yang telah dilakukan tim dokter RS Omni terhadap saya merupakan sebuah kesalahan, dan itu yang menjadi bukti penting dari gugatan balik saya,” katanya. ■ ant

OC Kaligis Ajukan PK JAKARTA - SURYA SATU per satu fakta seputar kaburnya Djoko S Tjandra terkuak. Salah satunya adalah ia kabur menggunakan pesawat pesanan dari Hongkong ke Papua Nugini (PNG).

antara/asep fathulrahman

SEMBURAN - Gubernur Banten Ratu Atut Chosiyah dan rombongan meninjau semburan lumpur bercampur gas belerang, di Kampung Astana, Desa Walikukun, Kecamatan Carenang, Serang, Senin (22/6). Gubernur meminta warga setempat agar tetap tenang dan pihaknya masih menyelidiki kandungan gas dalam sumur itu.

Kepala Divisi Operasi PT Angkasa Pura II Bandara Halim Perdanakusuma, Budi Haryanto di Jakarta, mengatakan, terpidana kasus cessie Bank Bali senilai Rp 546 miliar ini memesan pesawat ‘November’ dari sebuah maskapai AS bernomor registrasi N 720 AS tipe CL 640/ Chalanger. “Pesawat tersebut mendarat dari Hongkong pukul 19.04 WIB dan diparkir di apron utama Bandara Halim Perdanakusumah,” katanya, Senin (22/6). Ia menyebutkan, operator pesawat adalah Tag Aviation Asia dengan “Ground Handing Agent” Sari Rahayu Biomantara. Pesawat N 720 AS itu kemudian lepas landas pukul 20.27 WIB menuju Port Moresby (PNG) dengan membawa tiga penumpang, yakni Djoko Tjandra, Indra Gunawan, dan H Hidayat Sabariman. Menurut dia, pesawat dengan pilot David L Morrel tersebut juga membawa sejumlah pilot yakni Jeffrut Louter, John Irish, dan MS Gerry. Ia memperkirakan, Djoko Chandra telah memesan pesawat sebelumnya bukan

Densus Gerebek Rumah Tukang Pompa PURBALINGGA – SURYA Penangkapan orang-orang yang diduga terkait jaringan terorisme oleh Detasemen Khusus 88 Mabes Polri berlanjut. Sehari setelah menangkap SZ, 35, warga Cilacap, Minggu (21/6) sore, Densus 88 menggerebek rumah Hsm alias Mistam, 39, warga Desa Karangreja, Kecamatan Kutasari, Purbalingga, Jateng. Dalam penggerebekan tersebut, Tim Densus 88 tak menemukan Hsm, kecuali istrinya, Titik Rochati, 31, dan empat putrinya. “Saya baru pulang dari Cilacap, tiba-tiba datang sekitar 20 orang polisi dengan tiga mobil dan langsung menanyakan keberadaan suami saya,” katanya. Dia menuturkan, suaminya bekerja di Jakarta dan lama tidak pulang. Menurut dia, polisi yang diduga sebagai anggota Densus 88 menggeledah sekitar 30 menit. “Mereka juga meminta KTP, kartu ATM, dan surat nikah saya. Setelah itu

mereka pergi,” katanya. Saat ditanya mengenai aktivitas Hsm, dia mengatakan, tidak mengetahui secara pasti. Ia mengatakan, suaminya hanya bekerja sebagai tukang servis pompa air, kulkas, dan perabotan lainnya di Jakarta. Bahkan kalau di rumah, kata dia, Hsm juga melayani panggilan perbaikan peralatan tersebut. Menurut dia, selama ini suaminya selalu bersikap baik dan terbuka terhadap warga di sekitar rumah. Hsm telah tinggal di Desa Karangreja sejak 13 tahun lalu, yaitu setelah menikah dengan Titik. Sebelumnya, pria yang menurut orangorang sekitarnya pendiam dan tertutup itu tinggal di rumah orangtuanya di Binangun, Cilacap. Kapolda Jawa Tengah Irjen Pol Alex Bambang Riatmojo enggan berkomentar. “Saya belum bisa bicara banyak karena semua itu dilakukan oleh Mabes Polri,” katanya.

Meski demikian, dia mengakui adanya penangkapan ter hadap seorang warga Cilacap yang diduga sebagai anggota jaringan teroris pada Minggu (21/6). Kadiv Humas Polri Irjen Pol Abubakar Nataprawira mengatakan, hinga kini Mabes Polri belum dapat menjelaskan kasus penangkapan dua warga di Jawa Tengah yang diduga terlibat kasus terorisme. “Belum ada yang bisa dijelaskan sekarang karena saya juga belum dapat datanya,” kata Abubakar. Sebelumnya, Densus juga menangkap, Saefudin Zuhry, 40, warga Dusun Tritih RT 1 RW 5, Desa Danasri Lor, Kecamatan Nusawungu, Cilacap, Jawa Tengah. Penangkapan itu terjadi Minggu (21/6) pukul 09.00 WIB, di depan rumah Saefudin. Usai menyergap dan menggeledah rumah Saefudin, Densus baru melapor ke RT setempat sambil membawa sejumlah barang bukti. ■ ant/kcm

mendadak. “Namun, pemesanan ini relatif, bisa satu, dua, atau tiga hari karena pesawat carteran yang akan mendarat ke Halim Perdanakusuma minimal harus lapor sehari sebelumnya,” katanya. Sementara itu, OC Kaligis, pengacara Djoko, mengatakan bahwa kliennya akan mengajukan peninjauan kembali ke MA. “Djoko Tjandra akan mengajukan PK atas putusan PK sebelumnya, dia kan belum mengajukan PK,” kata kuasa hukum Djoko Tjandra, OC Kaligis, saat mendatangi Kejari Jakarta Selatan, Senin. Ia menjelaskan Pasal 263 ayat (1) KUHAP menyebutkan, terhadap putusan pengadilan yang berkekuatan hukum tetap, kecuali putusan bebas atau lepas dari segala tuntutan hukum, terpidana atau ahli warisnya dapat mengajukan PK. Sementara itu, Kapuspenkum Kejaksaan Agung Jasman Panjaitan menegaskan Djoko tidak bisa mengajukan PK terkait putusan MA yang mengabulkan PK dari kejaksaan. ■ ant

Internasional Berlusconi Bayar Cewek Rp 145 Juta ROMA - SURYA Silvio Berlusconi hampir tidak pernah menutupi kisah asmaranya. Namun skandal seks yang kini membelit bisa menjungkalkannya dari kursi perdana menteri Italia. Bahkan skandal yang menjadi makanan empuk media Italia itu bisa membuatnya malu secara internasional karena sebentar lagi ia menjadi tuan rumah pertemuan G8. Skandal itu tak lain adalah pesta pribadi yang digelar di ru-

mahnya di Roma dan Sardinia tahun lalu. Bos klub sepak bola Seri A AC Milan itu diduga mengundang sejumlah perempuan muda cantik dalam pesta berbau mesum itu. Seorang perempuan asal Kota Bari, Barbara Montereale, 23, mengaku telah dibayar 10.000 euro atau Rp 145,8 juta sebagai hadiah langsung dari pemimpin berusia 72 tahun itu. Bahkan ia masih mendapat bonus 1.000 euro (Rp 14,5 juta) sebagai uang

hadir yang diberikan Giampaolo Tarantini pengusaha muda penyelenggara pesta. Barbara, mengaku dijemput dari sebuah hotel dan dibawa ke rumah mewah Berlusconi pada 4 November 2008. Di situ sudah berkumpul 20 perempuan lain dan Tarantini satusatunya tamu pria. Malam itu mereka bergembira ria dan pulang menjelang pagi. Salah satu tamu,Patrizia D’Addario, 42, bertahan hingga pagi dan mengaku tidur se-

ranjang dengan Berlusconi, tetapi tidak dibayar. Giampaolo yang kebakaran jenggot atas pengakuan Barbara itu langsung minta maaf pada Berlusconi atas kekacauan itu. Soal bayar-membayar itu, Giampaolo berdalih uang itu sebagai pengganti transportasi dan akomodasi para cewek yang menghadiri pesta. Berlusconi sendiri membantah semua tuduhan yang dianggapnya sebagai kampanye untuk menjatuhkan namanya.■ tim/sas

ap

Silvio Berlusconi

google

NEO NAZI - Anggota National Socialist Movement sedang berkumpul.

INFORMASI PEMASANGAN IKLAN HUBUNGI:

ANO - 081 8300133 ARSO - 031 71910992

Menghukum Neo-Nazi KANSAS CITY – Ada cara unik di Kansas City untuk memberi pelajaran kelompok yang pemikirannya dianggap menyeleweng dari nilai-nilai Amerika. Parlemen setempat mengubah nama Highway 160, sebuah jalan bebas hambatan, menjadi Abraham Joshua Heschel, seorang rabbi yang lolos dari holocaus Jerman. Jalan itu akan diadopsi kelompok Neo-Nazi, National Socialist Movement (NSM), untuk dirawat dan dibersihkan dari sampah. Kelompok ini berpikiran, AS hanya untuk kulit putih keturunan Eropa, tidak termasuk Yahudi . Putri Heschel, Susannah, tidak setuju nama ayahnya dipakai untuk jalan yang akan dirawat Nazi. “Bagaimana kalau mereka tidak mau membersihkan sampah dari sana. Kan jadi menjijikkan,” kata Susannah. NSM sendiri tidak peduli. Dalam situsnya, mereka mengatakan langkah parlemen itu hanya akan memicu kebencian warga setempat, karena menghina kelompok lokal yang ingin berbuat baik. ■ ap/sas

Denda Uang Palsu INILAH penjahat paling nekat, tetapi tolol. Ceritanya seperti berikut. Sabtu (20/6) seorang pria menghadap ke pengadilan di Fort Worth Texas AS untuk membayar denda tilang atas pelanggaran lalu lintas. Pria yang tidak disebutkan identitasnya itu memang tidak berupaya melawan hakim dan langsung membayar 70 dolar seperti tertera dalam dakwaan. Kasir pun dengan biasa menerima pembayaran itu. Nah ketika menjalankan prosedur rutin, memeriksa keaslian uang, ketahuan kalau salah satu pecahan 20 dolar yang dibayarkan itu palsu. Gampang ditebak, pria nekat itu akhirnya tidak jadi dilepas, tetapi ditahan karena dianggap tidak membayar denda. Tambahan lagi, polisi menyelidiki d u g a a n pemalsuan uang. ■ st/sas

INFORMASI BISNIS

TANPA OPERASI

“Tumor Kanker di Lidah Saya Hilang” google

TEWAS - Neda, meregang nyawa saat ditolong sejumlah demonstran antipemerintah Iran di Teheran, Sabtu (20/6).

Kematian Neda Bakar Semangat Demonstran TEHERAN - SURYA Untuk kesekian kalinya jaringan internet membakar semangat para demonstran antipemerintah di Iran untuk melanjutkan aksinya. Sebuah rekaman video amatir yang menggambarkan kematian seorang gadis demonstran akibat peluru yang menembus jantungnya. Gadis itu hanya diketahui namanya Neda Agha Soltani, 27. Dalam video yang menyebar lewat YouTube gadis itu terbaring di aspal jalanan di Teheran, Sabtu (20/6). Matanya memandang kamera yang terus merekam dua pria yang mencoba menyelamatkan nyawanya. Sejurus kemudian darah keluar dari mulut dan hidung gadis cantik itu. Upaya kedua pria itu gagal dan beberapa menit kemudian Neda tewas. Media asing dilarang melaporkan peristiwa kecuali melalui saluran resmi pemerintah dan sejumlah koresponden asing diusir. Bahkan puluhan war-

tawan lokal ditahan. Namun gambar yang tersebar melalui YouTube, Twitter dan Facebook itu, menjadi pembakar semangat para demonstran. Dalam bahasa Parsi, neda berarti panggilan atau suara. Pesan awal yang menyertai video itu di YouTube mengatakan, Neda ditembak milisi Basij, pendukung presiden Mahmoud Ahmadinejad. “Dia (milisi) memang mengincar gadis itu dan mengarahkan ke jantungnya,” demikian bunyi pesan itu. Neda adalah satu dari 17 korban tewas dalam aksi demonstrasi menolak kemenangan Ahmadinejad dalam pemilu presiden Iran 12 Juni lalu. Mayoritas demonstran adalah pendukung capres kalah, Mir Hossein Mousavi. Para demonstran bertekad melanjutkan demonstrasi, meski kini telah muncul ancaman dari Pasukan Garda Revolusi untuk menumpas mereka. ■ dai/ap/sas

SAYA HENNY (27 th), penderita kanker lidah dari Sampit, Kalimantan Tengah. Pada Maret lalu karena tumor kanker yang tumbuh (3 cm) di lidah saya mengakibatkan peradangan dan pembengkakan pada seluruh leher dan rongga mulut, sehingga tidak bisa bicara, tidak bisa makan, bahkan menelan airpun sulit dan sakitnya minta ampun. Karena ke manapun berobat sedikitpun tak berhasil, dalam waktu 1,5 bulan berat badan turun 15 kg, yang menyebabkan badan menjadi sangat lemah sekali. Waktu periksa ke seorang dokter ahli bedah terkenal di Surabaya, saya dianjurkan untuk berobat ke Singapura. Di Singapura dokter mengatakan bahwa satu-satunya jalan Henny dan ayahnya. hanya dengan cara dioperasi yaitu lidah saya harus dipotong sekitar 60% dan lepaskan dan hari demi hari kesehatan saya semakin kesempatan sembuh hanya 50%. Tak hanya membaik, tumor semakin mengecil dan pada hari itu, setelah operasi saya diharuskan tinggal di ke-5 saya sudah mampu berbicara dan mulai bisa Singapura selama 6 bulan untuk dipantau dan makan.Setelah menjalani 1 paket terapi, syukur perawatan selanjutnya harus menjalani kemoterapi alhamdulillah tumor ganas yang bersarang di lidah dan radiasiterapi. saya telah menghilang. Bisa dibayangkan, betapa besar biaya yang Kini saya telah lepas dari belenggu penderitaan harus dikeluarkan. kanker yang mengerikan dan kembali hidup norKarena kondisi ekonomi yang tidak memung- mal seperti biasa. kinkan, saya terpaksa pulang kembali ke tanah air dan Melalui kesempatan ini saya mengucapkan mencari alternatif lain. Beberapa cara pengobatan banyak terima kasih kepada KLINIK SUMBER SEtelah kami jalani, tapi tetap tidak ada tanda mem- HAT dan dokter serta perawat yang merawat saya. baik, keadaan semakin memburuk. Pada akhirnya Bagi yang ingin tahu lebih lanjut tentang saya bisa saya dikenalkan seorang kerabat untuk berobat di menghubungi di 0811524992. Bagi teman-teman “KLINIK SUMBER SEHAT” yang terkenal dengan penderita kanker, jangan putus asa, segera datang pengobatan berbagai jenis penyakit kanker/tumor. ke KLINIK SUMBER SEHAT Jl.Dharmahusada Dengan pengobatan TCM (Traditional Chinese Utara IV No. 11 Surabaya, telp. (031) 5939535, Medicine) pada hari ke-3 setelah menjalani terapi, 5920601. (Konsultasi Gratis) obat morfin pembunuh sakit yang diberikan dokter Praktek setiap hari pukul 08.00-20.00 WIB, Mingdi Singapura untuk mengatasi rasa sakit itu bisa saya gu/Hari Besar Pukul 14.00-20.00 WIB. ● ikl

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 9


C M Y K

10

PAGE 10

PERHIASAN LEBIH CLING! Cincin, kalung, dan gelang yang buram mengurangi penampilan. Nah, campur satu sendok teh amonia dan satu cangkir air. Basahi kain dengan cairan tersebut, lalu gosokkan perlahan pada perhiasan kesukaan Anda.■ ida

SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

Do, Re, Mi, R

HARIAN SURYA

Resep Addie MS Addie MS memberi rekomendasi musik bagi anak balita yang memiliki kegiatan utama bermain dan istirahat (sebelum tidur). Bermain ❑ Trumpet Concerto in Eb major - Haydn ❑ Sonata for Two Pianos in D Major - Mozart ❑ Violin Concerto No 3 - Mozart ❑ The Arrival of the Queen of Sheba - Handel ❑ Spring (The Four Season) – Vivaldi ❑ Eine Kleine Nachtmusik – Mozart ❑ Ah, Vous dirai-je, Maman (Twinkle Twinkle Little Star) – Mozart ❑ Syncopated Clock – Leroy Anderson ❑ Golliwog’s Cakewalk – Debussy Istirahat ❑ Canon in D – Pachelbel ❑ Lullaby – Brahms ❑ Claire de Lune – Debussy ❑ Piano Concerto No 5 (2nd movement) – Beethoven ❑ Concerto for Flute and Harp – Mozart Mozart ❑ Air on G String – JS Bach ❑ Traumerei – Schumann ❑ Meditation – Massenet ❑ Greensleeves – V Williams foto-foto: surya/ahmad zaimul haq

Gizi Bernama Musik

UMAH keluarga Iping Supingah, 36, selalu penuh ‘musik’. Musisi utamanya adalah si bungsu, Muhammad Farhan Maheswara. Bocah empat tahun itu suka bermain musik dengan memukul galon kosong. Iramanya tidak beraturan dan tidak ada harmonisasi nada. “Wah, ramai sekali jadinya,” ungkap Iping. Farhan mengenal musik sejak dalam kandungan sang bunda. Iping secara rutin dia memperdengarkan musik padanya. “Biasanya menjelang tidur dan di kantor,” kata Iping. Ketika di rumah, Iping sering memasang musik klasik. Tetapi ketika di kantor, dia memperdengarkan suara adzan. Berkat musik klasik, Farhan sangat aktif. Dia suka menendang perut ibunya. Ini berlanjut sampai dia lahir. Kini Iping memutar musik klasik dari CD player saat dia tidur. Farhan lebih tenang dan lelap tidurnya.

Membuat Anak Cerdas Musik sudah menjadi media belajar di negara-negara maju, dari taman kanak-kanak hingga perguruan tinggi. Sekolah di Indonesia memang sudah menerapkannya,

MUSIK mampu memicu berkembangnya imajinasi dan empati anak. Asal selama proses, orangtua juga memantau aktivitas anak. Menurut musisi Addie MS, musik mempengaruhi degup jantung dan kecerdasan anak. tetapi belum terlalu intens. Kalau pun ada, porsi teori lebih banyak daripada sesi mendengarkan atau memainkan musik. Padahal, itu unsur penting untuk menstimulasi otak melalui musik, jelas komposer serta pimpinan Twilite Orchestra Addie Muljadi Sumaatmadja. Para ahli perkembangan bayi merekomendasikan musik untuk didengarkan sejak janin berusia 18 minggu. Mendengarkan dan memainkan musik membuat anak mengenal musik dan merasakan getaran dari tempo permainan nada. Addie menambahkan, jenis musik yang dimainkan memberi pengaruh terhadap emosi. Misalnya saat mendengarkan musik klasik, seseorang menjadi tenang, jazz menimbulkan perasaan santai, dan rock membuat lebih aktif. Anak sebaiknya dikenalkan pada musik sejak dini. Jenisnya

Timah pada Lipstik PEMULAS bibir atau lipstik merupakan alat kosmetika yang paling lazim digunakan selain bedak. Jarang perempuan yang bisa tampil percaya diri tanpa bibir dipulas lipstik. Namun, pemulas bibir juga mengandung bahan yang membahayakan kesehatan. Yang paling disorot adalah timah. Timah dikenal sebagai neurotoxin dan bisa menyebabkan kerusakan otak, kanker, keguguran, dan infertilitas serta banyak masalah kesehatan lainnya. Namun dalam soal timah ini, kalangan kesehatan dan kecantikan belum sepakat. Dikatakan John Bailey dari Cosmetic, Toiletry and Fragrance Association AS, seperti dikutip abcnews, “Kandungan timah dalam lipstik belum perlu dikhawatirkan karena jumlahnya sangat kecil.” Namun, sekecil apapun kandungannya timah tetap membahayakan kesehatan, tegas Mark Mitchell MD MPH. “Timah akan menumpuk karena lipstik dipulaskan beberapa kali sehari. Penelitian terakhir menunjukkan tidak ada batas aman bagi lipstick,” imbuh presiden Connecticut Coalition for Environmental Justice. ■ plan/kis

Bunga Awet Segar SUASANA ruangan akan berbeda jika kita menghiasinya dengan bunga segar. Sayangnya, tidak seperti bunga plastik, bunga potong hanya berumur beberapa hari. Meski begitu kita bisa membuatnya lebih awet. Caranya: 1. Isi vas dengan air dingin, bukan air panas. 2. Simpan bunga dalam lemari es selama enam jam sebelum menatanya dalam vas. 3. Potong tangkai bunga beberapa hari sekali. 4. Buang daun di bawah garis air. ■ car/kis

boleh apa saja, tidak harus klasik. Malah di Jepang, Taiwan, Korea, China, dan Singapura, musik tradisional masuk dalam jam pelajaran di sekolah. Sebagian besar tokoh, ilmuwan, dan pemimpin besar di negara maju memiliki latar belakang musik. “Tidak banyak yang tahu bahwa Albert Einstein sebenarnya guru biola juga,” kata lelaki kelahiran 7 Oktober 1959 ini. Bahkan, Toshiba dan para ilmuwan teknologi informasi di Silicon Valley memiliki orkestra yang diawaki para karyawan sendiri, dengan jadwal bermain yang rutin. Penelitian menunjukkan musik klasik dapat merangsang pertumbuhan sel-sel otak manusia. Sekaligus mempertebal jaringan Carpus callosum yang merupakan jembatan penghubung antara bagian otak kiri dan otak kanan. Peter Perret, guru Bolton School,

Amerika Serikat, pernah memperdengarkan musik klasik kepada siswanya selama setahun. Ternyata ada peningkatan signifikan pada nilai pelajaran bahasa dan matematika. Tetapi orangtua sebaiknya tidak membatasi jenis musik yang harus didengar anak-anak. Di beberapa negara maju, musik pop dihadirkan melalui program televisi. Sedangkan musik klasik dan tradisional dikenalkan di sekolah. “Orangtua mendampingi saja. Beda dengan Indonesia, musik klasik tidak dikenalkan di sekolah, sementara hanya musik pop dan rock yang mudah ditemui di televisi,” kata suami Memes ini. Jadi, orangtua masih memiliki tugas memperkenalkan musik klasik pada mereka.

Bebaskan Anak Eksplorasi Bunyi Anak yang suka memukul peralatan dapur atau galon air lebih baik disalurkan ke salah satu alat musik. “Anak Ibu Iping bisa dibelikan drum. Tidak perlu seperang-

kat lengkap, hanya drum mainan saja. Supaya dia lebih terarah,” ucap Addie. Bukan berarti ingin mencetak anak-anak menjadi musisi. Paling penting orangtua dapat menjadikan musik klasik sebagai media belajar anak-anak. Sebab, musik klasik berfungsi pula sebagai terapi yang menyeimbangkan kinerja otak kanan dan kiri. Pengaruhnya memang tidak bisa dilihat seketika. Setidaknya, proses belajar lebih efektif saat anak merasa nyaman dan gembira. Untuk itu, beri anak kebebasan mengeksplorasi bunyi sejauh tidak mengganggu lingkungan. Jadi, jangan hardik anak karena berisik. Suara membentak dan kalimat kasar memupuskan minat mereka terhadap musik. Orangtua juga harus menunjukkan sikap mendukung. “Buat konser kecil di rumah, walaupun itu hanya ditonton keluarga. Serta hanya memainkan satu atau dua lagu,” imbuh ayah Kevin ini. Tak ada alat musik pun jadi karena kita bisa menyanyi sambil

bertepuk tangan berirama atau diiringi musik dari kaset. Lebih bagus lagi jika musik dipelajari sejak anak usia tiga hingga enam tahun. Ini masa terbaik untuk perkembangan pendengaran dan melatih empati anak. Addie menyarankan organ atau piano sebagai alat musik pertama yang dipelajari. Atau menyesuaikan minat anak.

Pilih Jenis Musik Sejauh ini hanya musik klasik saja yang sudah diteliti pengaruhnya terhadap perkembangan otak anak. Kemungkinan besar, jenis musik lainnya juga memiliki pengaruh yang sama baiknya. Menurut Addie, mendengarkan suara alam yang banyak terdapat pada musik Baroque saat hamil memberi efek mendekatkan anak pada alam sekitar dan merangsangnya lebih cepat beradaptasi. Untuk janin dalam kandungan, dari sekian banyak komposisi musik klasik, sebenarnya hanya lima saja yang paling bagus untuk diperdengarkan . Seperti Bradenburg Concerto No 1 Bach, Prelude to the Afternoon of A Fun Debussy, Eine Kleine Nach Mozart, Cannon in D dari Pachelbel, The Four Seasons ‘Spring’ Vivaldi. Jenis musik yang dipilih sebaiknya relatif stabil dengan ritme menenangkan serta tidak bergejolak. Musik memengaruhi psikologis janin, jadi jangan memberikan musik rock yang memicu agresivitas pada balita. Ditambahkan Addie, bagi anakanak komposisi musik klasik yang bagus untuk terapi adalah karya Mozart, Beethoven, Bach, dan Vivaldi. “Supaya bersemangat, ketika belajar, putar piano sonata dua tangan No K 448 karya Mozart,” ucapnya. ■ ida

Warna Penyembuh MENURUT pengobatan tradisional China (TCM), warna bisa menyembuhnya. Disebut Five Healing Colours’ (lima warna yang menyembuhkan), warna-warna itu mengatur harmonisasi organ-organ tubuh agar berfungsi sempurna. Gunakan langkah-langkah meditasi ini: hati 1. Duduk tenang tetapi ginjal tetap waspada. 2. Pusatkan perhatian pada area antara kedua alis. jantung 3. Pikirkan sesuatu yang Anda sukai dan paru-paru bersikap rileks. 4. Pusatkan pikiempedu ran pada organ yang memerlukan perhatian. 5. Bayangkan organ itu dan rasakan kesukaan yang Anda alami seperti poin 3. 6. Bayangkan organ itu sebagai bunga mawar dengan warna yang diinginkan. Bayangkan mawar itu merekah perlahan. Ulangi hingga warna itu memancar melalui dan dari organ itu. 7. Bernapaslah dengan warna yang memancar itu.■ car/kis

7

by:

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 10


C M Y K

11

HARIAN SURYA

PAGE 11

Sambungan SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

Beli Bakso,... DARI HALAMAN 1

Gresik,” kata Atim, pemilik depot bakso. Saat seorang pelaku merampas tas dan membacok tangan korban, teman pelaku lainnya yang diperkirakan tiga orang siaga di atas dua sepeda motor dengan kondisi mesin hidup. Saksi mata lainnya menyebut kejadiannya berlangsung tidak lebih dari lima menit. Begitu berhasil merampas tas korban, seorang pelaku lalu berlari menuju sepeda motor dan mereka menggeber gas menuju ke arah Kota Gresik. Para pelaku menghilang di keramaian lalu lintas kawasan Jl Gubernur Suryo. Hj Kholifah yang baru sadar

Tak Puas... DARI HALAMAN 1

Beberapa menit sebelumnya, ketua majelis hakim perkara Marcella, Panusunan Harahap SH, memutuskan Marcella dijatuhi hukuman penjara enam bulan 20 hari dipotong masa tahanan. Adapun jaksa penuntut umum (JPU), 18 Mei lalu, menuntut hukuman satu tahun enam bulan penjara. Menurut majelis hakim, dari empat pasal yang ditujukan kepada Marcella, hanya satu pasal yang terbukti. Ketiga pasal yang tidak terbukti adalah Pasal 328 KUHP (mengenai penculikan), Pasal 351 (mengenai penganiayaan), dan Pasal 335 (mengenai perbuatan tidak menyenangkan). Adapun yang terbukti Pasal 333 ayat 1, mengenai meng-

sang istri, juragan pemilik mesin penggilingan padi ini masih terlihat shock. Soal taksiran jumlah uang Rp 200 juta yang amblas dibawa pelaku, adik korban, H Iwan, 51, membenarkannya. “Jumlahnya sekitar Rp 200 juta,” kata Iwan saat menjenguk Hj Kholifah di RSSG. Uang itu, kata Iwan, kemungkinan untuk keperluan bisnis korban sehari-hari. Sebelum kejadian itu, korban baru saja mengambil uang di bank. Pertama, korban mengambil uang Rp 44 juta di Bank Danamon Gresik Jl RA Kartini. Setelah itu, korban menuju Bank BRI Gresik di Jl Panglima Sudirman. Di Bank BRI, korban mengambil uang Rp 150 juta. Jika ditambah dengan sejumlah uang tunai yang sudah dibawa korban,

Diduga kuat, para pelaku sudah membuntuti korban sejak dari Bank Danamon. Para pelaku sepertinya telah merencanakan aksinya. Mereka menunggu sampai korban lengah dan terus membiarkannya hingga korban sampai di depan depot bakso. “Tampaknya para pelaku sudah ‘menggambar’ (mengintai) korbannya, “ kata Kapolres Gresik AKBP M Iqbal, saat menjenguk korban di RSSG. Kata Iqbal, kendati identitas

anjurkan orang untuk melakukan tindak pidana. Sebagaimana diketahui, gadis kelahiran Jakarta itu diadili karena diduga memerintahkan beberapa karyawannya menganiaya dan menculik Agung Setyawan, 2 Desember 2008 lalu. Agung adalah pria yang menggarap desain interior kantor Marcella, yang dianggap tak beres pekerjaannya. Marcella, yang ditemui para wartawan setelah sidang, berkali-kali menegaskan dirinya tak bersalah. “Saya hanya memberikan uang 100 ribu kepada karyawan saya untuk beli bensin,” katanya, seperti dikutip Antara. Pada bagian lain, Pemeran Perempuan Terbaik Festival Film Indonesia 2005 untuk Film Brownies ini merasa bersyukur dapat segera bebas

dalam hitungan hari. “Akhirnya, saya bisa bebas dari belenggu yang menjerat saya. Saya berharap keadilan bisa sesuai dengan apa yang terjadi,” ucapnya kepada Kompas.com. Marcella juga mengakui bahwa perselisihannya dengan Agung menjadi pembelajaran bagi dirinya. “Yang penting, saya bisa keluar dulu. Ini pembelajaran bagi saya. Setelah ini saya bisa berkarya lagi dan berguna bagi orang banyak,” tegas aktris Indonesia keturunan Tionghoa dan Batak berusia 29 tahun tersebut. Mengenai langkah hukum yang akan ditempuh –-apakah menerima vonis, ataukah naik banding— Marcella menyatakan pikir-pikir, dan akan berkonsultasi dulu dengan tim kuasa hukumnya. Di tempat sama, salah satu kuasa hukum Marcella, Hot-

man Paris Hutapea, mengaku akan mengambil sikap dua hari lagi, menunggu sang klien bebas. Sementara itu, Alex Asmasoebrata –-mantan pembalap yang dikenal mendukung Marcella— mengungkapkan bahwa Agung Setyawan telah divonis penjara satu tahun tiga bulan. Kabar tentang Agung ini disampaikan Alex kepada Detik.com di PN Jakpus, di sela-sela sidang Marcella. Menurut Alex, seteru Marcella tersebut dijebloskan ke penjara oleh majelis hakim PN Sleman, 26 Mei lalu. “Dia divonis atas kasus penggelapan dan pemalsuan yang dilaporkan oleh Rama Tekstil. Pelapornya Setio Bintoro,” ujarnya seraya menambahkan masih ada enam orang lain yang melaporkan Agung atas kasus serupa. ■ kcm

tuk melakukan inventarisasi barang kantor,” kata Yudi Ardian, salah satu manajer dari kantor PT NYK, yang kantornya ikut terbakar. Alasan penutupan gedung, menurut Sarwani, salah satu petugas sekuriti gedung, karena polisi masih akan melakukan penyelidikan penyebab kebakaran. Sekitar pukul 09.30 WIB, rombongan dari Bagian Laboratorium Forensik (Labfor) Polda Jatim, Labfor Mabes Polri Cabang Surabaya, dan Unit Identifikasi Polwiltabes Surabaya tiba di depan gedung. Sambil membawa berbagai peralatan, mereka langsung masuk ke dalam gedung. Kasat Reskrim Polwiltabes Surabaya, AKBP Susanto, dan Kapolresta Surabaya Selatan, AKBP Lakoni Wira Negara tampak menyusul rombongan. Kalabfor Mabes Polri cabang Surabaya Kombes Pol. Bambang Wahyu juga terlihat di antara mereka. Kalabfor Mabes Polri cabang Surabaya, Kombes Bambang

Wahyu, ketika dihubungi Senin sore, mengaku pihaknya belum selesai melakukan penyelidikan. Termasuk menentukan titik api awal dan penyebabnya. Mereka masih melakukan penyisiran area yang terbakar mulai dari lantai 10 hingga lantai 17. Apakah adanya dugaan api berasal dari korsleting listrik dari AC, Bambang menyebut hal itu baru sebatas dugaan awam. Kata dia, dalam sebuah kasus kebakaran, kerusakan terparah belum tentu sebagai lokasi awal timbulnya api. Sementara itu, Kepala Dinas PMK Surabaya, Nusri Faroch mengatakan instansinya hanya memiliki tiga mobil tangga untuk mengatasi kebakaran di gedung bertingkat tinggi. Dua di antaranya mobil tangga setinggi 30 meter dan satu lainnya setinggi 40 meter. Ini berarti belum bisa menjangkau gedung berlantai tujuh ke atas. Padahal jumlah gedung bertingkat di Kota Surabaya cukup banyak, yakni 513 buah.■ rie/sda/uus

kan akibat kehabisan biaya. Sempat pula Tumini dirawat di RS dr Soedono Madiun. Sampai saat ini pun, sebetulnya upaya medis tidak sama sekali berhenti dilakukan Marto demi istrinya. Jika Tumini mengeluh nyeri sekujur badannya, ia mendesak untuk dibawa ke mantri desa setempat. Biasanya Tumini minta disuntik. Setelah diinjeksi obat anti nyeri seperti novabion atau ponstan, barulah keluhan Tumini mereda. “Pokoknya kalau dia merintih sakit semua badannya, selalu minta dibawa ke pak mantri. Sekali berobat habis Rp 20.000,” tutur Marto yang hidup di rumah sederhananya dengan Tumini dan putra semata wayang mereka, Wasirindra, 34, yang belum berkeluarga. Sehari-hari, selain merawat ibunya, Wasirindra juga sebagai buruh tani.

rutnya, kondisi yang dialami Tumini bisa terjadi karena kanker. “Bisa sampai seperti itu biasanya terjadi secara bertahap, dan itu bisa disebabkan oleh keganasan kulit yang bersifat lokal,” ujarnya. Untuk keganasan yang bersifat lokal (local malignance) atau basal lioma di wajah, penyebarannya bisa menggerogoti bagian wajah mulai dari kulit, tulang hingga mata dan hidung. “Tapi belum tentu seperti itu penyakitnya, bisa juga keganasan yang daya menjalarnya lebih kuat,” tambah David. Karenanya untuk penanganan kondisi yang dialami Tumini, setidaknya diperlukan tiga langkah utama. Diawali dengan penegakan diagnosis, langkah pertama adalah oleh tim dokter dari berbagai displin spesialisasi seperti dari bidang onkologi, syaraf hinngga dokter bedah plastik. Jika sudah dipastikan penyakit yang dialami, langkah selanjutnya melakukan inventarisasi dan pemeriksaan jaringan tubuh.”Perlu diketahui jaringan tubuh mana saja yang telah diserang dan rusak,” tegas dokter yang menangani operasi rekonstruksi wajah Lisa itu. Sedangkan langkah ketiga adalah upaya penanganan yang diawali dengan memastikan jaringan-jaringan tubuh yang bisa diselamatkan. “Di bagian ini kami bisa terlibat langsung untuk melakukan rekonstruksi setelah mengenali dulu organ-ogan yang bisa direkonstruksi,” tambah David. Sementara itu, Wakil Direktur Pelayanan Medik RS dr Soetomo, dr Urip Moertedjo SpBKL, menyatakan pihaknya siap membantu Tumini untuk menjalani perawatan medis. “Kami pasti membantu, jika bisa diupayakan datang ke sini (RSU Dr Soetomo). Kami akan menyiapkan tim untuk menangani,” ujarnya.■

Ratusan Karyawan... DARI HALAMAN 1

kegiatan kerja ‘diungsikan‘ ke kantor BII cabang Jembatan Merah. Mereka kemudian ramai-ramai berangkat ke bank yang terletak di Jl Veteran tersebut. Hingga sekitar pukul 08.00 WIB, kerumunan karyawan non-BII masih terlihat di depan Wisma BII. Banyak di antara mereka yang masih bertanyatanya apakah mereka bisa bekerja atau tidak, meski tempat mereka bekerja tidak ikut terbakar. Regional Head East Java & Bali Nusra PT Smart Telecom, Arinto Utama mengakui para karyawannya tak bisa bekerja secara normal pascakebakaran. Kebetulan, kantor pusat PT Smart Telecom wilayah Jatim, Bali dan Nusra berada di Wisma BII, di lantai 5 dan 17. Seratusan karyawan Smart Telecom ‘diungsikan‘ ke kantor-kantor layanan Smart lain-

Tumini Hanya... DARI HALAMAN 1

pasrah menerima (sakit) ini. Saya mau diobati asalkan tidak meninggalkan rumah. Saya ingin akhir hayat saya ya… di rumah ini,” kata Tumini, yang akrab dipanggil Mbok Mini, kepada orang-orang yang mengunjunginya, Senin (22/6) kemarin. Para pejabat yang mengunjungi Tumini di rumahnya kemarin antara lain Bupati Madiun Muhtarom dan istri, serta sejumlah kepala dinas di lingkungan Pemkab Madiun. Juga datang menjenguk Ketua DPRD Madiun, Tomo Budiharsojo, dan beberapa unsur pimpinan dewan. Tomo menyerahkan bantuan tunai Rp 1 juta sedangkan Bupati menyodorkan uang Rp 2 juta yang diterima Tumini langsung. Beberapa warga simpatisan juga menyerahkan uang tunai tapi ada juga yang memberi mi instan serta perabotan rumah tangga. Suami Tumini, Marto, 69, terus mendampingi istrinya yang duduk di sebuah kursi kayu selama para pejabat berkunjung ke rumah mereka, yang berlantai tanah. Pasangan yang dikaruniai 5 anak namun tinggal seorang saja yang hidup itu, tinggal di kawasan dekat hutan jati RPH (Resor Pemangkuan Hutan) Wungu —sekitar 10 km dari ibukota Kabupaten Madiun. Menurut Muhtarom, bantuan uang lebih dimaksudkan untuk meringankan beban kebutuhan hidup sehari-hari keluarga Marto dan Tumini. Sedangkan untuk pengobatan, jika Tumini menghendaki, pemkab akan menggratiskan. Seperti diberitakan Surya, Senin (22/6), akibat penyakit aneh yang dideritanya, sebagian wajah Tumini telah hilang dan berlubang. Kedua matanya, hidung, serta bibir bagian atasnya hilang. Yang tersisa tinggal dagu dan kening saja.

jumlah uang yang dibawa pelaku mencapai Rp 200 juta-an. Usai mengambil uang itulah, korban bersama suaminya menuju Jl Gubernur Suryo karena ingin menikmati bakso di sebuah depot bakso di kawasan jalan itu.

menjadi korban perampokan lalu menjerit sekeras-kerasnya meminta tolong. Orang-orang sekitar tak berani mendekat, karena usai membacok korban, si pelaku terus mengacungacungkan goloknya. Beberapa pengunjung depot bakso dan warga sekitar hanya melongo. Mereka tak berani memberi pertolongan karena takut menjadi sasaran pelaku. “Saya tidak berani mendekat. Wong pelaku bawa golok, “ kata Badik, 30, pemilik usaha cuci mobil Setia Motor. Korban yang terluka kemudian dibawa suaminya ke RS Semen Gresik (RSSG). Akibat luka bacokan, tangan kanan korban dijahit sepanjang 10 sentimeter. Ibu tiga anak ini juga tampak shock dan sempat pingsan. Demikian pula H Abdullah. Saat menunggui

nya di Surabaya, agar layanan tetap berjalan lancar. Melihat kerumunan yang sempat memacetkan arus lalu lintas tersebut, polisi kemudian menggiring para karyawan ke halaman kantor RRI. Selanjutnya terlihat beberapa pimpinan manajemen masingmasing perusahaan yang berkantor di gedung tersebut memberi penjelasan. Sebetulnya, untuk para penyewa gedung (tenant) terdapat pengumuman bahwa informasi operasional gedung bisa diperoleh di lantai 14 Hotel Garden yang berada di seberang Wisma BII. Khusus untuk karyawan yang kantornya yang mengalami kebakaran, mereka diliburkan untuk sementara waktu. Ada sekitar 16 perusahaan yang berkantor di delapan lantai yang terbakar. “Tidak semua kami liburkan, ada beberapa bagian yang tetap kami minta masuk unItupun sudah tidak utuh karena ada bagian-bagiannya yang telah terkelupas. Menurut Marto, selama bertahun-tahun, penyakit tersebut terus menggerogoti dan melubangi wajah istrinya. Karena tidak ada mata, maka ia tidak dapat melihat. Demikian juga, dia tidak dapat berbicara dengan normal karena bibir dan mulutnya sudah tidak sempurna. Namun, karena keajaiban Tuhan, Tumini masih bisa bertahan meski jaringan hidung untuk bernafasnya juga tidak sempurna akibat penyakit tersebut. Bahkan, kesadaran dan indera pendengaran Tumini juga masih bagus. Dengan mulutnya yang sudah tidak sempurna untuk mengunyah, sehari-hari Tumini lebih banyak mengonsumsi makanan halus seperti bubur. Jika terpaksa makan nasi, maka nasi tersebut dicampur air cukup banyak sehingga gampang masuk ke tenggorokan. “Dia juga kerap makan mi instan berkuah karena diseruput saja sudah langsung masuk,” kata Marto. Marto tak mau memaksa istrinya untuk dirawat di rumah sakit meski dijanjikan gratis oleh Pemkab Madiun. Bagi Marto, yang terpenting adalah bagaimana terus menjaga semangat hidup istrinya “Saya terserah dia. Kalau mau dirawat di rumah sakit, ya saya antar. Tapi, dia kan tidak mau,” ucap Marto yang sehari-hari sebagai buruh tani. Sebetulnya, untuk ukuran kemampuan ekonomi Marto, ia telah habis-habisan untuk pengobatan Tumini. Marto mengaku, sebelumnya dirinya telah menjual dua ekor sapi dan 30-an ekor kambing yang pernah dimilikinya demi pengobatan istrinya. Dulu dirinya menekuni usaha pracangan. Pada tahun 1994, Tumini pernah dirawat selama 3 bulan 3 minggu di RS dr Soetomo Surabaya. Karena diminta untuk terus kontrol, keluarga Tumini akhirnya tak melanjut-

RSU Dr Soetomo SiapTampung Kepala Seksi (Kasi) Kesehatan Khusus dan Rujukan, Dinas Kesehatan Pemkab Madiun, dr Ary Andarwati mengatakan bahwa Tumini menderita kanker basal lioma, yang sudah berada pada stadium lanjut sehingga destruktif. Tidak hanya dagingnya yang digerogoti tapi juga tulangnya. Ary berpendapat, dengan lukanya yang parah dan menyebar di wajah, kemungkinannya kecil bagi Tumini untuk bisa pulih kondisinya seperti sedia kala. “Untuk menjalani operasi, perlu observasi menyeluruh dari tim ahli medis bagaimana kemungkinan itu dilakukan. Tapi karena penderita tak mau dirujuk ke RS, kami akan berusaha mengurangi penderitaannya seperti rasa nyeri, panas maupun serangan infeksi,” jelas Ary yang kemarin datang ke rumah Tumini. Ahli bedah plastik, Prof dr David S Perdanakusuma SpBP menyatakan untuk penanganan kasus yang dialami Tumini lebih dulu harus dipastikan jenis penyakitnya. Menu-

Membuntuti hingga Lengah

para pelaku masih belum jelas, namun sejumlah saksi menyatakan pelaku berjumlah empat orang. Mereka menggunakan dua sepeda motor. Salah satu sepeda motor berjenis Suzuki Shogun warna silver. Iqbal menjelaskan, kemungkinan seorang pelaku bersenjatakan celurit, bukan golok seperti yang disampaikan para saksi. Dugaan ini juga diperkuat keterangan Dr Ery Gautama, Kepala RSSG yang ikut menjenguk korban. “ Jika melihat bentuk bekas goresan, luka itu karena kena goresan sajam berupa celurit, “ kata Dr Ery. Menurut Ery, luka korban tergolong serius hingga perlu dilakukan operasi kategori sedang. “Fisik korban juga lemah karena usianya,” beber Ery. Korban pun diminta dokter menjalani opname karena lu-

kanya tersebut. Iqbal menambahkan, pihaknya langsung menerjunkan sejumlah anggota polisi untuk memburu para pelaku. Selain menyebar polisi ke daerah perbatasan wilayah Gresik, polisi akan konsentrasi dengan keterangan para saksi yang melihat kejadian itu. “Kalau sudah ada bukti di tangan, kami tak segan menembak pelaku di tempat,” kata Iqbal. Sepanjang Mei-Juni 2009, perampokan terhadap Hj Kholifah ini terhitung sebagai perampokan menonjol yang keempat kalinya terjadi di Gresik. Pada Minggu, 5 Mei lalu, terjadi pembobolan toko emas Podo Joyo di Pasar Kota Gresik milik H Syaifullah Hadi, warga Jl Sunan Giri XVIII Kebomas. Para perampok menggondol perhiasan emas sekitar 4 kg

senilai Rp 640 juta. Tiga hari berikutnya, terjadi pembobolan toko emas Bintang Sembilan di Jl KH Sahlan Desa Manyar Rejo, Kecamatan Manyar. Dari toko emas milik H Zaenuri 36, warga Desa Menyar Rejo itu, para perampok membawa kabur 4 kg perhiasan emas dan uang tunai Rp 7 juta, sehingga total kerugiannya Rp 907 juta. Ketika dua perampokan itu belum terungkap, justru terjadi lagi pembobolan rumah di Perumdis PT Semen Gresik, Kecamatan Kebomas, pada Minggu, 10 Mei 2009. Dari pembobolan rumah milik Bambang Sugeng Syahrul Islam itu, para perampok membawa kabur uang 20.400 dolar AS, perhiasan emas 68 gram, serta empat lembar sertifikat tanah. ■ st3

PETINJU CILIK Menpora Adhyaksa Dault (kanan) latih tanding dengan petinju cilik Diky Nopaldi Andrian, 7, asal Sukadana saat mengunjungi sasana tinju Gedung Suaka, Pontianak, Kalbar, Senin (22/6). Kunjungan Adhyaksa untuk melihat persiapan Gelar Tinju Dunia Indonesia vs Filipina, antara Daud Cino Yordan vs Robert Allanic dan Yohanes Yordan vs Ricky Sismundo pada 27 Juni 2009. antara/jessica wuysang

Chris John... DARI HALAMAN 1

Pembatalan duel ulang ini karena Chris John mendadak lemas ketika menjalani sparring, Sabtu (20/6) atau Minggu (21/6) waktu Indonesia. Penata tanding yang menangani pertarungan tersebut, Sampson Lewkowicz kepada ESPN menyatakan, Chris John bermasalah dengan darahnya meski belum diketahui pasti penyakitnya. Petinju kelahiran Banjarnegara itu sudah berada di Los Angeles lebih sebulan lalu untuk mempersiapkan tarung ulang lawan Juarez, yang punya rekor 28 menang (20 KO), 4 kalah, dan 1 seri. Pertarungan pertama mereka di Houston, 28 Februari lalu berakhir seri meski kubu Chris John menganggap merekalah pemenangnya. Saat sparring, Minggu (21/ 6) WIB itu, Chris John baru menjalani tiga ronde. Menurut CEO Golden Boy Promotions, Richard Schaefer, Chris John yang memiliki rekor 42 menang (22 KO), 2 seri, dan tanpa kalah itu mendadak lemas. “Dia menderita suatu hal yang berhubungan dengan darahnya, sehingga menurunkan kemampuannya sebagai atlet,” jelas Lewkowicz. “Saya tidak tahu pasti apa itu, tapi dia (John) mengeluhkan sakit. Dia ke dokter dan ternyata ada yang kurang beres terkait darahnya.” Lewkowicz menambahkan, dokter sudah memerintahkan Chris John untuk tidak berlatih atau menjalankan sesuatu yang berat. Chris John rencananya kembali memeriksakan kon-

Denny JA... DARI HALAMAN 1

Menurut Agust, spanduk serupa sudah beredar luas di kawasan Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek), dan berjumlah ratusan lembar. Bahkan, saat perjalanan menuju kantor Bawaslu, Agust masih menemukan spanduk tersebut terpampang di Jalan Proklamasi, Jakarta. “Spanduk ini palsu karena yang asli adalah yang sesuai dengan hasil survei kami, bahwa SBY Boediono yang potensial menang satu putaran, bukan capres lainnya,” tegasnya. Meski di spanduk itu tertulis Mega-Prabowo, LSI saat ini tidak berani menuduh siapa

Valeria... DARI HALAMAN 1

perempuan cantik berambut merah yang mengajak mereka minum di sebuah apartemen. Menurut mereka, perempuan tersebut juga sangat ramah. Memang akhirnya Valeria akhirnya tertangkap dan mengakui perbuatannya. Namun polisi masih terheranheran dengan modus perkosaan oleh ‘perempuan labalaba’ tersebut. Dalam pengakuannya, Valeria mengungkapkan bahwa ia memang membujuk para pria

disinya, Selasa (23/6) waktu Indonesia. Meski demikian, pertarungan melawan Juarez hampir pasti batal. Namun, Chris John tidak akan langsung pulang ke Indonesia. Petinju yang ber naung di Sasana Harry’s Gym ini kemungkinan tetap tinggal di AS untuk mendapatkan perawatan maksimal. “Ini benarbenar pukulan bagi kami, semoga dia merasa lebih baik meski tetap belum bisa bertarung,” tegas Lewkowicz. Chris John, menurut Lewkowicz, sebenarnya sudah melakukan pemeriksaan darah seperti yang disyaratkan komisi atletik California sebelum menjalani pertarungan, dua minggu lalu. Hasil pemeriksaan ketika itu tak ada masalah. “Ini bukan penyakit seperti hepatitis atau HIV, atau yang lain. Ini seperti anemia, seperti kehilangan oksigen di dalam darah,” terangnya. Sementara, Richard Schaefer menyatakan dirinya langsung menghubungi HBO, stasiun televisi yang akan menyiarkan langsung pertandingan itu, dan membicarakan kemungkinan mengganti petinju. “Saya hanya tahu kalau Chris John tak bisa bertarung dan mereka sedang mencari petinju pengganti. Tujuan kami adalah agar Rocky (Juarez) tetap bertanding,” ungkap Schaefer menunjuk perkataan penata tanding Golden Boy, Eric Gomez dan Robert Diaz. Petinju yang dikabarkan akan menggantikan Chris John tampil melawan Juarez adalah petinju belum terkalahkan asal Meksiko, Juan Carlos Salgado. Salgado dinilai punya potensi karena dari 20 kemenangannya, 14 dipetik lewat kemenangan KO. Sementara itu manajer Jua-

rez, Shelly Finkel yang terbang langsung dari Jerman setelah mendampingi Wladimir Klitschko menang TKO atas Ruslan Chagaev, mengatakan Juarez sangat kecewa meski masih berharap tetap bertanding. “Kami berharap Rocky tetap siap, karena dia sudah siap tanding,” tegas Finkel.

pihak yang melakukan hal itu. LSI menyerahkan persoalan ini sepenuhnya kepada Bawaslu untuk diselidiki dan ditindaklanjuti lebih dalam. “Tapi, sampai saat ini kita tidak menuduh siapa pun. Biar Bawaslu yang mengusut,” ujarnya. Bawaslu sendiri saat belum bisa menilai apakah hal ini termasuk pelanggaran pemilu atau bukan. Menurut Tio, pihaknya masih akan mengkaji dan menyelidiki laporan tersebut. Jika laporan tersebut termasuk pelanggaran pidana pemilu, Bawaslu siap membawa kasus ini ke pihak kepolsisan. “Akan kami kaji dan pelajari dahulu laporan ini. Apakah ini termasuk ranah pemilu atau bukan. Kalau termasuk pidana pemilu, bisa saja kita teruskan ke kepolsiian. Jika ada

pelanggaran administrasi, kita teruskan ke KPU,” jelasnya. Tim sukses SBY, Dewan Pimpinan Pusat Jaringan Nusantara (JN) juga melaporkan pemasangan spanduk spanduk gelap dan liar di beberapa lokasi di Jakarta. Spanduk tersebut bertuliskan SBY Boediono “Bencana....Lanjutkan”, yang mengatasnamakan DPP Jaringan Nusantara. Spanduk yang menjurus kampanye hitam itu tersebar di beberapa sudut Jakarta. Di antaranya, sepanjang Jalan Sultan Agung (Pasar Rumput Terminal Manggarai), Jalan Casablanca, Jalan DI Panjaitan, Kebon Nanas, Jalan Cipinang, dan Jalan Jatinegara. “Spanduk gelap dan liar tersebut bukan milik kita. Itu palsu,” ujar Ketua Harian DPP JN, Heru W Dharsono. ■ jbp/cr2

yang berpikiran ngeres itu ke apartemennya. Di sana mereka minum-minum, dan tentu saja para pria tersebut menginginkan hubungan seks. Ternyata suguhan minuman untuk para pria itu sudah dicampuri dengan klonidin, yang membuat mereka pingsan selama 24 jam. Namun, sebelum itu, penis para pria yang sudah terangsang tersebut diikat pangkalnya. Tujuannya, agar bisa tegak berjam-jam. Saat itulah mereka diperkosa. Setelah itu para korban dibuang di sebuah kawasan sepi, dan ketika sadar mereka sudah tidak ingat apa-apa. Hal terakhir yang bisa mereka ingat adalah bertemu seorang

perempuan cantik — selebihnya gelap. Dari 10 pria yang diperkosa, hanya satu yang tidak melapor. Ternyata, pria yang tidak disebutkan namanya tersebut tidak merasa rugi akibat perkosaan itu. “Saya memang suka wanita seksi. Yang saya sayangkan cuma dia menggunakan klonidin,” katanya. Sebenarnya para korban cukup beruntung. Kalau benar-benar menggunakan cara bercinta Black Widow, pastilah para korban itu tinggal nama. Black Widow adalah julukan bagi sejenis laba-laba betina besar yang selalu membunuh dan memakan lawan jenisnya setelah bercinta. ■ lif/sas

C M Y K

Jangan Paksa Diri Istri Chris John, Anna Maria Megawati meminta suaminya jangan memaksakan diri bertarung. “Kalau memang sakit, tak perlu memaksakan diri bertarung, daripada konyol,” kata Anna Maria Megawati, kemarin. “Jangan karena demi uang dan gengsi kemudian memaksakan diri bertarung, tentu hasilnya akan konyol,” kata mantan atlet wushu nomor taulo (kerapihan jurus) Jawa Tengah tersebut. Ditanya soal sakit yang diderita suaminya, Mega mengatakan, saat telepon dirinya, Chris John mengatakan menderita radang dan badannya panas. “Mungkin akibat perubahan suhu di Australia (dingin) ke Amerika (panas). Padahal di rumah jarang sakit seperti ini,” katanya. Selain itu, kata Mega, karena kondisi fisik yang kurang bagus ditambah Chris John saat ini sedang diet. Mega menjelaskan, Minggu (21/6) waktu Indonesia, Chris John mengontak dirinya dan mengabarkan kondisi terakhirnya dan menyatakan sedang dalam proses penyembuhan. “Mungkin Senin (22/ 6) ini sedang diinfus. Hari ini dia belum kontak saya karena biasanya dalam sehari bisa dua kali kontak ke rumah,” ujar ibu dua orang putri (Maria Luna Ferisha dan Maria Rosa Christiani) ini. ■ ep/van

HARIAN SURYA

PAGE 11


C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 12

DHEA IMUT MULAI MENCICIPI ASMARA

12

Meski pernah dibelit gosip tak sedap dengan beredarnya video porno yang mirip sosoknya, mantan pesinetron cilik, Dhea Anissa atau Dhea Imut ternyata tidak keder untuk belajar pacaran. Tak tanggungtanggung, remaja berusia 13 tahun itu mengaku harus secepatnya mencicipi asmara dengan lawan jenis. “Ini tuntutan peran dalam sinetron terbaru yang menjadikan saya perempuan dewasa berusia 20 tahun, dan saya tak keberatan,” ujap Dhea mencoba professional. ■ stv

SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

kapanlagi

Gita Gutawa

Perempuan

Masuk UGD GARA-GARA terjatuh usai pentas di sebuah stasiun TV di Jakarta, Sabtu (20/6) sore, Gita Gutawa terpaksa harus menjalani perawatan di UGD di rumah sakit di Surabaya, Minggu (21/6). Meski tak sampai dijahit, luka di dua lutut gadis bernama Aluna Sagita Gutawa ini ditutup rapat perban sebagai upaya penyembuhan luka yang cukup serius. “Waktu turun panggung kakiku tersangkut kabel, sehingga aku jatuh. Waktu itu nggak aku anggap serius. Tapi tadi (Minggu, 21/6) begitu turun pesawat, kok terasa sakit. Karena khawatir saat show ada apa-apa, aku minta ke UGD aja. Katanya lukanya cukup dalam, tapi nggak sampai dijahit kok,” ujarnya kepada Surya, Minggu (21/6) malam. Selama dua hari (MingguSenin, 21-22/6) itu Gita menjalani jadwal yang padat di Surabaya. Selain show di sebuah acara di Plasa Tunjungan, gadis kelahiran Jakarta, 11 Agustus 1993 ini menemui Gitalovers (istilah untuk penggemar Gita Gutawa) di Restoran Dapur Desa. Senin (22/6) sulung dari dua bersaudara ini

kembali berbagi cerita seputar album barunya di sejumlah radio sebelum bertolak ke Jakarta. Berada di antara Gitalovers malam itu Gita antusias memaparkan proses pembuatan album keduanya Harmoni Cinta yang digarap di empat benua. “Recording-nya di Indonesia (Asia), pengisian orkestra di Praha dan Bulgaria (Eropa), mixing di Australia, dan mastering di Amerika,” paparnya, bangga. Meski Gita sibuk promo album gresnya, murid kelas 2 SMA Bina Nusantara Jakarta ini menegaskan tak melepaskan konsentrasinya pada mata pelajaran di sekolah. Terbukti, tahun ini penyanyi bersuara sopran ini kembali meraih juara umum di sekolahnya. Diakui Gita, gara-gara otaknya yang penuh materi pelajaran pula, akhirnya tercipta lagu Parasit yang sarat dengan istilahistilah ilmiah. “Waktu itu kepalaku lagi penuh rumus-rumus. Lalu timbul keinginan membuat lagu dengan kata-kata yang muncul di benakku,” tutur Gita tentang tembang Parasit yang kini menjadi hits terbarunya. ■ pra

Ambisius BERBEDA dengan kebanyakkan perempuan yang malu-malu mengakui jika dirinya ambisius, tidak demikian dengan Sigi Wimala. Model dan kini ketagihan berakting itu justru sangat diuntungkan dengan ambisinya itu.

B

ahkan, kakak kandung Putri Indonesia 2006, Agni Pratistha Arkadewi itu blak-blakan siap mempertontonkan sekaligus menularkan ambisinya ke semua perempuan Indonesia. “Mengapa tidak kalau itu bisa membuat perempuan Indonesia tetap hidup lebih sehat, produktif, dan tidak kehilangan nyawanya?” tantang Sigi yang aktingnya terlihat mencuat di film debutannya Tentang Dia (2005). Bahkan, dengan kesadaran penuh, akhir pekan lalu di Jakarta perempuan kelahiran Jakarta 21 Juli 1983 itu menjadikan dirinya sebagai contoh nyata sekaligus duta dengan apa yang sedang dikampanyekannya. Untuk meyakinkan apa yang tengah diperjuangkannya, peraup anugerah Aktris Pendatang Baru Terbaik versi Indonesia Movie Awards (IMA) 2007 itu mengusung data bahwa setiap dua menit, dua perempuan di dunia meninggal karena kanker leher rahim atau kanker serviks. “Sementara di Indonesia, setiap harinya 20 nyawa perempuan Indonesia melayang sia-sia karena kanker yang sama. Itu sungguh sangat memprihatinkan,” cetus Sigi yang secara sukarela menyediakan diri sebagai duta kampanye kanker serviks. “Saya akan melakukan dengan daya upaya yang saya miliki agar para perempuan bisa mengetahui informasi mengenai penyakit mematikan ini. Sebagai perempuan modern dengan cita-cita tinggi, i’m an ambisius woman. Jangan sampai virus ini menyerang kita para perempuan Indonesia,” tutur Sigi serius. Dan Sigi mengaku memulainya dengan menularkan informasinya ke lingkungan terdekatnya. “Orangtua, saudara, teman harus juga sadar mengenai bahayanya kanker serviks,” ujar mantap Sigi yang kembali berakting di film Macabre. ■ dth

Sigi Wimala

surya/ahmad pramudito

Gita Gutawa di antara Gitalovers Surabaya

kapanlagi

Kecil tapi Puas KING film layar lebar yang mengemas olahraga bulutangkis di Indonesia itu Juli 2009 mendatang bakal diputar di gedung bioskop di Indonesia. Sejumlah pesohor dan cameo ikut dihadirkan dalam film ini. Salah satunya Wulan Guritno. Kendati kecipratan peran kecil, istri Adilla Dimitri ini mengaku puas muncul dalam King dengan memerankan sosok Joyce. Untuk peran sekecil itu Wulan mengaku nekat melakoninya dan harus satu bulan penuh berada di lokasi syuting dan mengambil lokasi di Banyuwangi. “Biar perannya kecil

saat syuting benar-benar saya bela-belain dan terbukti kan kalau ini film yang bagus,” ucap Wulan yang ternyata harus mendapatkan restu terlebih dari sang calon suami keduanya itu. Makanya, lanjut-

nya ibunda Shalom itu, terpaksa harus mempercepat hari pernikahannya demi King. Toh demikian, Wulan menyatakan tidak bakal bisa hadir mengikuti promosi film King. Film yang dikemas untuk mengisi liburan sekolah itu sengaja dikemas beda oleh Nia Zulkarnaen. “Awal Juli nanti harus berangkat ke Eropa untuk bulan madu. Sayang memang, tetapi sudah mendapat izin seluruh pendukung King,” ujar Wulan. ■ ant

Wulan Guritno

REQUEST DARI:

kapanlagi

sendy – 085732819xxx salam jreng aja untuk semuanya…

dina – 085648865xxx bwt w lan n nita, kompakan sllu yow…

enji – 085749100xxx special tuk tmn2q…

yuana – 085736134xxx lamx bwt cygq d jkt mey hepi za n pet plang –thx mr jreng-

nindi – 085646490xxx bwt ssorg yg gk pernh nyadar klo q cyg bgt m kmu-

febrina – 03177994xxx bwt tmnq aja-

yunita – 081330437xxx bwt nak d’anngels ja dech –thx mr j-

edhi – 03175165xxx bwt cewq yg spcl bgt di ht qw –thx bgt-

Rizki – 081359145xxx bwt tmnq semua ja…

kapanlagi

Jangan Ganggu Dulu MAHKOTA Intro : Am Dm G E 2x Am Em apakah bosan kau terus sakiti aku F C E namun ku tetap mencoba bersabar Am Em tapi manusia memiliki batas asa F C E jika kau lakukan berulang-ulang

Reff: C G jangan kau ganggu aku dulu Am Em aku tak ingin bertemu kamu F Dm E kuharap kamu akan berubah C G jangan hubungi aku dulu Am Em aku tak ingin kau ganggu dulu F Dm E sekarang kau pikirkan salahmu

Back to reff Interlude : Dm G C F Dm Em Am

Intro : Am Dm G E

(Back to reff )

Am Em Coba kau pikir mengapa aku begini F C E aku merasa kau takkan setia

Dm G C F aku mengalah dan putuskan semua Dm E ku ingin kau sadari

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 12


C M Y K

HARIAN SURYA

PIALA KONFEDERASI Grup A 1. Spanyol 3 3 0 0 2. Afsel 3 1 1 1 3. Irak 3 0 2 1 4. Selandia Baru 3 0 1 2 Grup B 1. Brasil 3 3 0 0 2. AS 3 1 0 2 3. Italia 3 1 0 2 4. Mesir 3 1 0 2

13

SURYA SELASA 23 JUNI 2009

Danielle Lloyd

fanpix

9 4 2 1

10-3 9 4-6 3 3-5 3 4-7 3

Hasil Sebelumnya 15/06/2009 Brasil – Mesir 15/06/2009 AS-Italia 18/06/2009 AS-Brasil 18/06/2009 Mesir-Italia 21/06/2009 Italia-Brasil 22/06/2009 Mesir-AS

4-3 1-3 0-3 1-0 0-3 0-3

Semifinal : 25/06/2009 Spanyol vs AS 0:1½ 26/06/2009 Brasil vs Afsel 0 : 1 ¼

Kelelahan Biang Antiklimaks

Muara Petualangan Cinderella KEHIDUPAN foto model Inggris, Danielle ‘Danii’ Lloyd, bak seorang Cinderella yang belum juga menemukan cinta sejati meski beberapa kali berganti pacar beberapa tahun terakhir. Namun, pencarian sang Cinderella mungkin berakhir karena Danii mulai merencanakan pernikahan tahun depan dengan pacar barunya, pemain Tottenham Hotspur, Jamie o’Hara. Isyarat untuk meresmikan hubungan mereka yang baru seumur jagung itu tersirat saat wawancara dengan Now Online. “Kami berencana untuk meresmikan hubungan kami, dimulai dengan pertunangan,” kata Danii. Danii bukan terburu-buru ingin dinikahi O’Hara yang baru dikencaninya sejak April lalu, namun mendapat hikmah dari berbagai kejadian buruk. Sejak serangan di sebuah klab malam beberapa waktu lalu, Danii dan O’Hara merasa kian dekat. “Kami melalui banyak hal bersama dalam waktu singkat, namun seperti sudah bertahun-tahun melaluinya. Kami tidak akan menikah tahun ini, mungkin tahun depan,” ujar Danii, 25, penuh harap. O’Hara membenarkan rencana pernikahan sudah dibahas, bahkan keduanya sudah saling berkenalan dengan keluarga masing-masing saat liburan di Tenerife. Kesediaan O’Hara menikahi Danii menjadi happy ending untuk Cinderella Inggris ini. Model Playboy itu kerap menjadi bahan cibiran publik karena kebiasaan gonta-ganti pacar. Setelah berkencan dua kali dengan Marcus Bent, Danii jatuh ke pelukan Jermaine Defoe kemudian berpacaran singkat dengan Ryan Babel dan seorang pemain rugbi. ■ spy/dey

8-0 2-2 0-1 0-7

PAGE 13

RUSTENBURG – SURYA Filosofi bahwa tidak ada yang tidak mungkin di sepak bola bukan sebatas slogan. Tidak percaya? Lihat yang terjadi di kota Rustenberg saat Mesir menghadapi Amerika Serikat (AS) pada partai pemungkas Grup B, Senin (22/6). Sebelum pertandingan, Mesir yang banjir pujian usai tampil hebat di dua laga sebelumnya, lebih diunggulkan untuk lolos ke semifinal dibanding AS yang dua kali kalah. Apalagi, Mesir memiliki tiga poin dan agregat gol 4-4. Bandingkan dengan AS yang masih nol poin dan minus 1-6 dalam gol. Tetapi yang terjadi, Mesir justru mengalami Mesir 0 antiklimaks. Gawang mereka jebol tiga kali. AS yang dipandang remeh menang 3-0. AS 3 Ada apa di balik buruknya penampilan Mesir? Bukan semata karena kehebatan AS. Tetapi karena jadwal dan gangguan cedera pemain. Dua hal itu yang dikambinghitamkan ofisial tim Mesir sebagai penyebab kekalahan mereka dari AS. Dikatakan Chawki Gharin, asisten pelatih Mesir, jadwal berat di mana harus menghadapi dua tim terbaik dunia, Brasil (15/6) dan Italia (18/6) dalam waktu berdekatan, menguras tenaga skuad The Pharaohs. “Kami tak punya waktu melakukan persiapan matang untuk pertandingan ini. Kami kelelahan dan konsentrasi pemain saya berkurang,” sebut Gharib. Yang paling terasa adalah cederanya striker andalan, Mohamed Zidan. Striker yang mencetak dua gol ke gawang Brasil ini dihajar cedera hamstring dan absen lawan AS. “Kami juga kehilangan Ahmed Fathi Ahmed Abdelghani. Mereka cedera dan kami harus memasukkan darah baru. Kami mencoba bermain bagus, tetapi kami akui kelemahan kami malam ini,” sambung Gharib. Pelatih AS, Bob Bradley mengakui, Mesir terlihat kelelahan. Tetapi Bradley lebih senang berkomentar perihal lolosnya timnya ke semifinal. Di semifinal, AS akan menantang juara Grup A, Spanyol, Rabu (24/6). “Semua orang mengkritik kami setelah dua kekalahan. Tetapi sekarang AS lolos. Saya senang dengan kerja keras pemain,” sebut Bradley. ■ had

PRETORIA – SURYA ITALIA terpental dari Piala Konfederasi setelah dibabat Brasil 0-3 di stadion Loftus Versfeld, Senin (22/6). Ini peringatan bagi juara dunia 2006 yang ingin menjaga gelar tahun depan. Meladeni Brasil, Italia kehilangan kelasnya sebagai juara. Meski bermaterikan pemain-pemain bintang namun karena tampil buruk, Marcello Lippi jadi sasaran tembak. Pelatih Italia ini disalahkan karena memainkan skuad yang setengahnya berusia 30 tahun lebih. Legiun mudanya hanya Giuseppe Rossi, Ricardo Montolivo, dan Simone Pepe. Dua gol Luis Fabiano dan gol bunuh diri Andrea Dossena dalam delapan menit memberi Gli Azzurri kekalahan Italia 0 kedua di Grup B itu. Italia praktis tak perBrasil 3 nah menang dari Brasil selama 27 tahun. Terakhir Italia menundukkan Tim Samba 3-2 di fase grup babak kedua PD 1982 Spanyol lewat trigol Paolo Rossi. Kali ini Fabiano mengawali keterpurukan Italia lewat tendangan mendatar di dalam kotak penalti di menit ke-37 sebelum menambahnya dari jarak dekat, enam menit berselang. “Saya sangat senang bisa mencetak gol dan cara Brasil bermain,” ungkap penyerang klub Sevilla ini. “Semua datang dari kerja keras.” Brasil menambah keunggulan menjadi 3-0 setelah serangan trisula

ap/martin meissner

SUDAH TUA – Mauro Camoranesi tertunduk lesu saat para pemain Brasil merayakan gol Luis Fabiano, Senin (22/6). Kaka, Robinho, dan Luis Fabiano membuat Dossena salah memotong bola dan masuk gawang sendiri, di menit ke-44. “Secara fisik, teknik dan semua aspek, Brasil adalah tim super yang layak juara dunia,” te-

gas pelatih Brasil, Carlos Dunga. Kans lolos sebenarnya terbuka karena AS menaklukkan Mesir 30, dan Italia perlu unggul satu gol untuk lolos. “Kami coba tetapi tidak bisa,” sesal Lippi. ■ ap/van/had

ap/paul thomas

JADWAL PADAT – Jonathan Spector (kiri) dihadang pemain Mesir, Ahmed Eid.

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 13


C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 14

TEVEZ SEGERA TEKEN KONTRAK RP 475 M

14

Penyerang buangan Manchester United (MU), Carlos Tevez segera meresmikan kedatangannya di Manchester City dengan transfer 47,5 juta dolar AS (Rp 475 miliar). Kontrak itu akan diteken Tevez beberapa hari lagi karena Man City menerima tuntutan kompensasi 25,5 juta dolar AS (Rp 255 miliar) yang diminta pemegang hak pemain itu. ■ mrr/dey

SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

Spanyol Inginkan Brasil Di Final Piala Konfederasi

ap/sean dempsey

Ronaldinho (kanan).

Ingin Masuk Timnas Brasil MILAN – Tak ada nama Ronaldinho dalam skuad Brasil di Piala Konfederasi 2009. Dinho yang tidak dipanggil pelatih Brasil, Carlos Dunga, hanya bisa menyaksikan rekan-rekan setimnya tampil bagus di Afrika Selatan. Kondisi itu membuat pemain terbaik dunia 2006 ini kangen kembali ke tim Samba. Ia pun berharap kembali dipanggil Carlos Dunga dalam waktu dekat dan bisa tampil di Piala Dunia 2010. “Saya sangat ingin kembali membela timnas yang bagi saya sudah seperti keluarga. Saya cinta tim nasional, lama di sana dan pernah jadi kapten. Tahun depan saya ingin tampil di Piala Dunia bersama Brasil. Saya tidak marah tidak dipanggil ke timnas saat ini, tetapi saya sangat sedih,” tegas Ronaldinho dalam wawancara dengan TV Globo seperti dilansir Goal, Senin (22/6). Ronaldinho yang mengenakan ban kapten saat Brasil menjadi juara Piala Konfederasi 2005 di Jerman, kini tidak lagi menjadi pilihan Dunga. Saat mengumumkan skuad ke Piala Konfederasi awal bulan ini, Dunga menyebut Dinho harus lebih sering bermain di Milan. Maklum, selama musim 2008/09, dia kerap duduk di bangku cadangan. Meski, Dunga percaya musim depan, Dinho akan bisa lebih baik dengan polesan pelatih asal Brasil di Milan, Leonardo. “Saya sangat ingin kembali, dan saya tahu, untuk itu, saya harus tampil hebat bersama Milan. Itu cara termudha bagi saya untuk mendapatkan tempat saya kembali di timnas,” sebut Dinho yang kali terakhir membela Brasil di Olimpiade tahun lalu. ■ had

BLOEMFONTEIN – SURYA PUBLIK Afrika Selatan (Afsel) berharap timnas mereka tampil di laga final stadion Ellis Park, Johannesburg, Minggu (28/6). Tetapi, publik dunia lebih berharap final ideal antara juara bertahan Brasil kontra juara Euro 2008, Spanyol. Impian menantang Brsil itu pula yang ingin diwujudkan Spanyol saat ini. Sebagai juara Grup A, Spanyol masih harus terlebih dulu mengatasi perlawanan runner-up Grup B, Amerika Serikat (AS) pada semifinal, Rabu (24/6). Namun, La Furia Roja Spanyol sudah tidak sabar bertemu Brasil. “Jika b i s a tampil di final melawan Brasil,

Free State Stadium di kota Bloemfontein, Rabu (24/6) tak akan mudah. “Terlalu cepat berpikir ke depan sebelum tampil di semifinal akan menjadi kesalahan. Siapa yang menjamin kami akan tampil di final. Jadi, kami harus berpikir bagaimana mengalahkan AS, baru kemudian memikirkan final,” s a m bung p e main yang

itu akan menjadi partai luar biasa. Itu adalah duel yang kami impikan,” tegas Joan Capdevilla, full back Spanyol, Senin (22/6). Namun, Capdevilla enggan cepat-cepat memikirkan final. Menurutnya, pertandingan melawan AS di

musim lalu membela Liverpool ini. Tetapi tidak bisa dibantah, Spanyol kini memegang rekor dunia baru saat mengalahkan Afsel 2-0 (20/6) yang membuat mereka kini mencatat kemenangan beruntun dalam 15 pertandingan, akan menjadi unggulan saat melawan AS. Dalam tiga laga selama fase grup, Spanyol terus menang dengan mencetak delapan gol tanpa pernah kemasukan. Apalagi, pasukan Vicente Del Bosque akan tampil full team saat meladeni AS. Toh, semua kualifikasi keunggulan itu

tidak membuat Spanyol berbesar kepala. Mereka memilih waspada. “Saya pikir kami akan mengawali pertandingan sebagai favorit, sama seperti Brasil yang juga akan jadi favorit saat melawan Afsel. Tetapi, seperti yang sudah ditunjukkan di grup B, logika tidak selalu berlaku di sepak bola,” tegas Gerrard Pique, bek Spanyol. Bek asal Barcelona ini mengingatkan, AS mampu tampil hebat saat mengalahkan Mesir yang diunggulkan dengan skor 3-0. “Kami tidak menyaksikan keseluruhan pertandingan, tetapi AS menunjukkan mereka tim kuat saat mengalahkan Mesir0. Itu menunjukkan AS punya kemampuan tidak biasa,” sambung Pique. Sementara Brasil selaku juara Grup B, akan menghadapi r u n ner-up Grup A, yakni tuan rumah Afsel, Kamis (25/6). Brasil diunggulkan bakal bisa melewati hadangan Bafana-Bafana, julukan Afsel. ■ ap/had

LAWAN IDEAL – Luis Fabiano saat membawa Brasil menang atas Italia, Senin (22/6). Spanyol sudah menanti untuk bertemu di final. ap/antonio calanni

Moratti Buka Pintu Keluar Ibrahimovic MILAN – SURYA Pemegang Scudetto Serie A Italia, Internazionale Milan membuka pintu bagi klubklub yang menginginkan Zlatan Ibrahimovic. I’nerrazzuri berencana memasukkan Ibra bersama bek asal Brasil, Douglas Maicon dalam daftar jual. Presiden Inter, Massimo Moratti mengatakan jika ada penawaran sesuai, kemungkinan keduanya 50 persen dilepas. “Sebagai fans, saya ingin mereka bersama kami. Tetapi sebagai presiden klub

yang memilih keseimbangan tim, saya katakan, jika mereka ingin, mereka bisa pergi. Akan kontraproduktif jika mempertahankan mereka,” tegas Moratti seperti dilansir Goal, Senin (22/6). Kabar yang beredar di Italia dan Spanyol, Moratti akan bertemu presiden Real Madrid, Florentino Perez untuk membahas transfer Ibra dan Maicon. Koran Spanyol, Marca melaporkan, Ibra rela memotong gaji dari 10 juta pounds (Rp 160 miliar) per musim menjadi 7,5 juta pounds demi bergabung ke Madrid.

Kepala Eksekutif Inter, Ernesto Paolillo mengatakan harga ideal Ibrahimovic adalah 80 juta pounds (sekitar Rp 1,3 triliun), atau setara dengan yang disematkan ke Cristiano Ronaldo. Sementara Maicon dibanderol 40 juta pounds. Sementara klub tetangga Inter, AC Milan juga memasukkan Andrea Pirlo dalam daftar jual, seperti ditegaskan pemilik klub, Silvio Berlusconi. Perdana Menteri Italia ini akan mempertimbangkan tawaran baru karena tidak sreg permintaan gaji Pirlo.

“Jika ada tawaran masuk, kami pertimbangkan. Saya yang pertama mengatakan bahwa Pirlo bertahan, tetapi kemudian ia menunjukkan kepada saya permintaan gajinya,” sebut Berlusconi kepada La Gazzetta dello Sport. Itu kabar bagus bagi Chelsea yang dilatih mantan pelatih Milan, Carlo Ancelotti. Ancelotti mengutarakan niatnya membawa gelandang berusia 30 tahun ini. Sedangkan Milan sudah membidik pengganti Pirlo. Yakni, gelandang Fiorentina asal Brasil, Felipe Melo. Gelandang 25 tahun ini tampil bagus bersama Brasil di Piala Konfederasi 2009. ■ had

Belum Dipakai, Ronaldo Sudah Dibanderol Rp 2,9 Triliun MADRID – SURYA Belum resmi mengikat Cristiano Ronaldo dari Manchester United (MU) dengan rekor transfer 94 juta euro (Rp 1,3 triliun), Real Madrid sudah hitung keuntungan. Klub Spanyol itu memagari Ronaldo

dengan menyertakan klausul dalam kontrak bila pemain itu sewaktu-waktu pergi dari Santiago Bernabeu. Presiden baru Madrid, Florentino Perez memberi banderol Ronaldo 200 juta euro atau 170 juta pounds (Rp 2,9 triliun) dalam klausul kontrak itu. Artinya, bila selama masa kontraknya ada klub yang berniat membeli Ronaldo, maka harus menebus 200 juta euro seperti tertera dalam klausul tadi. Jumlah itu dua kali lipat dari yang akan dibayarkan ke MU. Padahal, Lionel Messi hanya dihargai 120 juta pounds (Rp 2 triliun) oleh Barcelona. Jadi mustahil bagi klub

KOMODITAS Cristiano Ronaldo sudah mahal sebelum bertanding.

lain membeli Ronaldo lewat mekanisme buyout clause. Menurut harian Madrid, AS, Perez mencantumkan klausul selangit itu untuk mengantisipasi ancaman klub-klub yang didanai taipan Timur Tengah mencaplok Ronaldo. Perez mengaku harus mewaspadai sepak terjang mereka jika melihat keinginan Manchester City ketika ingin membeli Ricardo Kaka. Agen internasional Portugal Jorge Mendes, minggu lalu dilaporkan baru saja menyelesaikan deteil kontrak sepanjang enam tahun untuk Ronaldo. Ronaldo akan meneken kontrak dalam waktu dekat sebelum mengembalikan draft kontrak itu ke kubu Madrid lewat faks. Ronaldo akan bergabung dengan tim Madrid yang training di Irlandia Utara akhir bulan ini. Begitu diperkenalkan, Ronaldo akan menjadi pemain bergaji tertinggi di dunia. “Saya bayangkan akan diperkenalkan 30 Juni,” kata Ronaldo seperti dikutip Marca. Menurut koran-koran Spanyol, Ronaldo akan ke Madrid dan meneken kontrak, meski sampai kini belum ada pengumuman resmi kedua pihak. ■ goal/van

Zlatan Ibrahimovic ap/luca bruno

ap/jon super

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 14


C M Y K

15

HARIAN SURYA

PAGE 15

OPINI

SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

Paradigma Baru Ambalat ANDA gelisah, sakit hati, kecewa, dan ingin berkomentar, merupakan hal yang wajar di era reformasi. Lewat rubrik Dari Pembaca kami membantu mengatasi masalah Anda. Kirimkan ke suratpembaca@suryagroups.com. Sertakan fotokopi identitas Anda (KTP, SIM, dll).Redaksi juga menerima artikel opini dari kalangan masyarakat, baik kalangan akademisi, penggiat LSM, mahasiswa, pelajar, pengamat, maupun kalangan profesional dengan panjang naskah sekitar 6.000 karakter. Kirimkan ke saudari Zera, lewat faks (031) 8414024, surat ke Harian Surya Jl Raya Margorejo Indah Blok D-108 Surabaya atau opini@suryagroups.com.

Dr Taufiqurrahman SH MHum Dosen Fakultas Hukum Universitas Wijaya Putra dan pengurus DPC Ikadin Surabaya

Gebrakan Malaysia menyadarkan kepada anak bangsa di negeri ini. Kita dibuai oleh angin surga sesaat dalam penyelesaian sosial, sehingga kurang menyentuh pada akar masalahnya. Sepatutnya pemerintah Indonesia harus berterima kepada Malaysia.

P

Keganjilan di Carrefour Rungkut PADA Senin (15 Juni 2009), saya bersama teman berbelanja di Carrefour Rungkut. Saya berbelanja di sana untuk kebutuhan sehari-hari. Harga cukup terjangkau. Tapi sayang sekali, saya merasakan keganjilan ketika berbelanja saat itu. Pertama, ketika di gerai roti, di sana terdapat roti besar-besar, beraneka ragam rasa, yang dijual untuk customer Carrefour. Harga Rp 5.999/roti atau Rp 6.000. Pihak Carrefour mengadakan promosi untuk roti tersebut. Beli 2 dapat 1! Betapa menarik bukan? Saya hampir tertarik, tetapi urung karena roti dikelilingi oleh lalat. Kedua, sebelum saat saya membayar, saya ditawari plastik belanja menarik dengan cukup menambah kirakira Rp 20.000 oleh kasir. Meski terkesan dipaksa, saya tidak mau membeli dan pada akhirnya kasir bisa mengerti karena pengertian saya. Ketiga, ketika membayar total belanja Rp 206.000, saya memberi kasir Rp 250.000, lalu kasir menanyakan apakah saya ada uang Rp 1.000 untuk memudahkan pengembalian? Saya bilang tidak ada. Kasir sempat memaksa dan tanya berulang-ulang kepada saya. Tetapi pada akhirnya kasir itu bisa mengerti. Saya heran kenapa tempat belanja sebesar dan sekelas Carrefour hampir tidak ada pengembalian ketika costumer membayar? Saya berharap beberapa keganjilan yang saya alami ini mendapat penjelasan dari pihak Carrefour karena untuk ini untuk kepentingan customer juga. Terima kasih. Daelaz Tohar Ksatria Cakti Jl Ngagel Tirto II/8, Surabaya

Terminal Landungsari Belum Nyaman TERMINAL Landungsari yang berada di kota Malang adalah salah satu terminal yang besar dan ramai. Namun, terminal itu belum terasa nyaman. Di antaranya karena fasilitasnya tidak berjalan maksimal, kebersihan terminal yang kurang terjaga, masih banyak angkutan kota hilir mudik, semerawut di dalam dan di luar terminal. Kalau boleh, saya saran kepada Pemkot Malang untuk merenovasi dan mengatur kembali Terminal Landungdari supaya menjadi lebih nyaman dan mengatur angkutan kota agar tak mengganggu arus lalulintas di luar terminal yang relatif ramai dan padat. Tanaka Fakultas Ekonomi Universitas Widya Karya Malang

Belum Tuntas Sudah Dicabut TOLONG dikroscek lagi pengelola pom bensin nomor SPBU 54.601.1xx, yang dahulunya sudah ditutup dan dibuka lagi. Orang banyak mengetahuinya dengan sebutan Pom Bensin Ngagel Telah Dibuka Kembali. Beberapa waktu lalu, di suatu sore, saya mengisi bahan bakar bensin di pom nomor 8, yaitu Pertamax Plus dengan kapasitas Rp 15.000, tapi belum sampai tetesan terakhir sudah dicabut dari tabung motor saya. Tolong dikroscek agar pihak pengelola atau manajemen SPBU itu melakukan evaluasi sehingga kejadian seperti ini tidak terulang lagi. Erwin Weber 031-60603015

Tragedi E-mail Prita TRAGEDI e-mail Prita cukup mengagetkan banyak orang, terutama para netter yang terkenal bebas dalam berekspresi. Jika dinilai, sebetulnya e-mail yang ditulis Prita adalah penggambaran keluhan seorang pasien yang sangat normal dan biasa ditulis di e-mail. Di dunia maya, ada yang lebih parah dari e-mail Prita, malah tidak diapa-apakan. Ini menunjukkan standardisasi layak-tidaknya e-mail dikirim. Bahkan, seharusnya surat komplain dari konsumen, dalam hal ini Prita sebagai konsumen, kurang dilayani secara maksimal, maka harus ditanggapi serius untuk meningkatkan kinerjanya. Ada sejumlah hikmah yang bisa dipetik. Yaitu kita sebagai netter harus lebih santun dalam berbahasa. Jika yang kita sampaikan adalah keluhan kita sebagai konsumen, hendaknya sebelumnya kita sudah melakukan keluhan langsung pada pihak terkait. Jika belum ditanggapi, hendaknya kita menempuh jalur hukum. Irawati TriKurnia Kendangsari, Surabaya irawatitrikurnia@yahoo.com

HARIAN PAGI

Pemimpin Redaksi : Rusdi Amral Wakil Pemimpin Redaksi : Sunarko Redaktur Pelaksana : Alfred Lande, Farhan Effendi

ENGALAMAN adalah guru terbaik dalam ke hidupan. Kata bijak ini hendaknya menjadi pegangan bagi Indonesia dalam menyikapi krisis blok Ambalat. Kecerobohan dalam menyikapi persoalan ini akan menjadi bumerang. Tak mustahil, pengalaman pahit tujuh tahun lalu, terulang kembali, yaitu hilangnya momentum menjadi negara berdaulat atas Pulau Sidapan dan Pulau Ligitan. Masalah kedaulatan atas Pulau Sipadan dan Pulau Ligitan antara Indonesia dengan Malaysia, bukan tiba-tiba. Persoalan muncul tahun 1960-an berkaitan dengan penentuan batas landas kontinen antarkedua negara sebagaimana tercantum dalam Konvensi 1958 tentang Landas Kontinen (Continent Shelf). Ternyata, dua pulau itu tidak tertera pada peta yang menjadi lampiran Perpu No. 4/ 1960 yang menjadi pedoman kerja Tim Teknis Indonesia. Sebaliknya, peta Malaysia justru mencantumkan dua pulau itu sebagai bagian dari wilayah negara RI. Dari fakta ini, Indonesia merasa berkepentingan mengukuhkan Pulau Sipadan dan Pulau Ligitan dengan mencari alasan pembenar. Malaysia tidak mau kalah, dengan mengklaim kedua pulau sebagai miliknya. Karena tidak adanya kesepakatan, dua pulau tersebut dalam “Status Quo”. Dalam perkembangannya, penyelesaian secara damai melalui perundingan diplomasi antara Indonesia dengan Malaysia mengalami jalan buntu dan 31 Mei 1997 disepakati “Special Agreement for the Submission

warteg

to the International Court of Justice the Dispute between Indonesia & Malaysia concerning the Sovereignty over P Sipadan and P Ligitan.” Selanjutnya, melalui penandatanganan Joint Notification tertanggal 30 September 1998, pemerintah Indonesia yang diwakili oleh Ali Alatas selaku Menlu RI dan pemerintah Malaysia yang diwakili oleh Dato Seri Abdullah Haji Ahmad Badawi selaku Menlu Malaysia resmi menyerahkan penyelesaian perkara secara hukum kepada MI. Lalu, MI mengeluarkan putusan tertanggal 17 Desember 2002 yang memenangkan Malaysia. Ke-15 hakim dari 17 hakim MI yang menangani perkara mendukung Malaysia, sat hakim, Frank menyampaikan dissenting opinion yang mendukung Indonesia, dan satu hakim, Oda membuat pernyataan (declaration). Dalam pandangan 15 hakim MI, Malaysia memiliki “kehendak dan kemauan untuk bertindak sebagai yang berdaulat” (the intention and will to act as sovereign) atas kedua pulau itu. Kehendak dan kemauan dibuktikan Malaysia dengan tindakan-tindakan nyata dan berkelanjutan oleh tiga organ dalam suatu negara berdaulat secara harmonis. Misal, dalam rangka perlindungan dan pengawasan penyu di kedua pulua tersebut, Legislatif lokal yang ada dalam kekuasaan Inggris (selanjutnya dilimpahkan ke Malaysia) mengundangkan “the Turtle Preservation Ordinance of 1917” . Pemerintah Malaysia, dalam hal ini the North Borneo, mendirikan mercusuar di

Sipadan pada 1962 dan di Ligitan tahun 1963 serta mengadministrasikan semua aktivtas ekonomi. Pengadilan setempat yang dibentuk telah banyak memeriksa dan mengadili setiap orang yang melakukan perusakan lingkungan di kedua pulau.

Tidur Lelap Preseden buruk ini hendaknya menjadi pelajaran yang berharga bagi Indonesia, Potensi lepasnya ribuan pulau yang terpencil dari wilayah NKRI, tak terkecuali blok Ambalat. Boleh jadi, kemenangan Malaysia atas Indonesia dalam perkara Pulau Sipadan dan Pulau Ligitan bukan sematamata secara kebetulan. Sangat mungkin, penyelesaian hukum atas perkara tersebut merupakan bagian dari skenario Malaysia yang sudah didesain 30 (tigapuluh) tahunan sebelumnya. Hal ini dapat dicermati dari buktibukti yang diajukan Malaysia dalam persidangan yang didapatkan dalam masa perundingan diplomasi. Dengan cerdiknya, Malaysia tanpa berkoar-koar melakukan aksi nyata di dua pulau yang menjadi sengketa. Dalam

masa kelelapan tidur Indonesia selama 30 tahun, Malaysia membangun infrastruktur, membuat regulasi dan melakukan penegakan hukum. Sebaliknya Indonesia, jangankan membangun, mengunjungi saja bisa dihitung dengan jari. Itupun tidak sampai singgah di dua pulau yang disengketakan. Para pengelola negara ini harus mengubah mindset. Sesuai dengan kondisi geografis Indonesia, paradigma pembangunan tidak lagi diorientasikan pada wilayah daratan, tetapi harus diorientasikan pada wilayah lautan. Dalam perspektif ini, maka pembangunan di wilayah-wilayah yang merupakan perbatasan antara Indonesia dengan negara-negara tetangga (Malaysia, Singapura, Filipina, PNG, Timor Lorosae) merupakan skala prioritas yang harus dilakukan. Wilayah-wilayah perbatasan, termasuk blok Ambalat, yang dulunya dipandang sebagai wilayah pinggiran, sekarang harus dipandang sebagai wilayah terdepan. Konsekuensinya, pembangunan yang berdimensi Ipolageksosbud-Hankam (Ideologi, Politik, Agama, Sosial, Ekonomi, Budaya, dan

Pertahanan Keamanan) secara komprehensif di wilayah perbatasan harus diprioritaskan. Kalaupun akhirnya jalan perundingan dalam penyelesaian Ambalat mengalami jalan buntu dan disepakati penyelesaian secara hukum, Indonesia sudah memiliki kesiapan jauh lebih baik dari sekadar klaim-klaim sebagai negara yang lebih berhak yang selama ini dilakukan. Gebrakan Malaysia menyadarkan kepada anak bangsa di negeri ini. Kita dibuai oleh angin surga sesaat dalam penyelesaian sosial, sehingga kurang menyentuh pada akar masalahnya. Sepatutnya pemerintah Indonesia harus berterima kepada Malaysia yang telah membangunkan dari kelelapan tidur panjang. Apa yang dilakukan oleh Malaysia atas Indonesia selama ini, tidak terkecuali masalah blok Ambalat dan klaim hak cipta atas kesenian tari Reog Ponorogo, mengingatkan pula, bahwa lahan subur telah menjadi hamparan limbah. Minyak dan gasnya sudah terkuras pihak asing. Negara asing lebih peduli merawat, mengembangkan dan memanfaatkannya daripada kita. ■

ANDA PUN BISA JADI WARTAWAN - Kirimkan naskah Anda ke e-mail warteg@suryagroups.com dengan subjek ‘Warteg’. Panjang naskah cukup 3.000 karakter. Jangan lupa cantumkan nama, alamat e-mail, alamat lengkap, usia, dan telepon Anda. Sertakan juga foto ilustrasi berita plus foto diri Anda dalam format JPEG. Tulisan yang menarik akan dimuat di rubrik ini. Yang lain, tetap dimunculkan di website www.surya.co.id

Membangun Hak Rakyat KEBERADAAN negara tidak lepas dari Oleh Agus Sugianto kekuasaan dan kekuatan. Penggunaan kekuatan merupakan alat untuk mewuSiswa SMK Swasta Malang judkan ketertiban sosial. Beberapa ahli fantastic.boz@gmail.com pikir meyakini, watak manusia adalah sukar diatur dan cenderung kepada keKetiga kesalahan di atas, sebenarnya jahatan, oleh karena itu selalu butuh kedapat dikembalikan kepada amanat kangan dan pengendalian dengan pemyang telah ada di dalam konstitusi. Bubatasan politik. daya sadar konstitusi seharusnya Konsepsi di atas semestinya berubah, dikembangkan di Indonesia, sehingga meski faktanya kekuasaan dan keadilan segala sesuatu yang menjadi tindakan selalu berhadap-hadapan dengan pempemeritah (dalam membuat undang-unbangunan negara. Keberadaan negara dang, peraturan maupun surat keputuyang mengedepankan kekuatan dan san) maupun rakyat, berpedoman pada kekuasaan akan mengalami desakan konstitusi. keadilan. Faktanya, sebagian besar Di belakang desakan, masyarakat tidak mengeberdirilah kekuatan yang Ketidakberanian tahui konsitusi yang tidak jelas tetapi rakyat menyebab- mengatur tentang hak asasi berkekuatan raksasa. manusia, sehingga Itulah gerakan sosial kan kondisi yang meskipun terjadi pelanggamasyarakat sipil. sangat memperhatinran hal oleh pemerintah Secara sederhana kan yang kemudian terakyat tidak berani menunnegara hadir karena tut. lah memaksa dibutuhkan rakyat. Jika Hanya bersikap pasrah di banyak kejadian masyarakat Indonesia dan menganggap dirinya dewasa ini, seperti terjamenjadi masyarakat tidak mempunyai kekuatan, di penganiayaan, peninbisu. Berbagai perhal itu terjadi karena dasan, perampasan atas masyarakat tidak mempuhak-hak rakyat yang disoalan, mulai dari perinyai cukup pengetahuan selakukan oleh Negara, laku koruptif pejabat, bagai senjata untuk meladisitulah kesalahan perpelanggaran HAM, dan wan tirani. tama dimulai. kemiskinan, telah Ketidakberanian rakyat Ketika ada banyak kamenyebabkan kondisi yang sus, di saat rakyat tidak mengidentifikasikan sangat memperhatinkan mampu berhadapan bahwa negara telah yang kemudian telah medengan kejahatan korpomengabaikan rakyat. maksa masyarakat Indonerasi dan negara tidak hasia menjadi masyarakat dir, bahkan kehadiranbisu. Berbagai persoalan, mulai dari nya seolah-olah ada, disitulah kesalahan perilaku koruptif pejabat, pelanggaran kedua sebuah negara. Demikianpin juga, ketika negara selalu HAM, dan kemiskinan, telah mengidentifikasikan bahwa negara telah mengabaikalah ketika berhadapan dengan kekuakan rakyat. tan-kekuatan korporasi dan pasar baik Bahkan, secara ekstrem dapat dikatanasional maupun global, maka disitulah kan bahwa negara gagal dalam menyekesalahan ketiga negara. jahterakan warganya. Di dalam konstituTelah banyak contoh yang disuguhkan si telah jelas termaktub bahwa HAM oleh negara atas beberapa kesahalan, merupakan salah satu poin penting yang baik di zaman dulu maupun semenjak menjadi tanggungjawab negara. Kenyareformasi. Bahkan, saat ini, ketiga ketaannya, masih banyak rakyat yang salahan negara itu sungguh sangat katidak menerima haknya.■ sat mata.

Komersialisasi ‘Selingkuh’ SEKARANG zaman edan. Ya seedan-edannya perilaku manusia yang pandai dalam memotensikan kodrat lahiriahnya. Maksud dari coretan ringan ini tak lain langsung mengarah ke sebuah kata ‘selingkuh’. Selingkuh hanya sebuah kata yang dulunya sangat ‘dijijikkan’ oleh etika sosiologis masyarakat kita. Tapi ya itu dulu. Sekarang sudah tidak lagi sepertinya. Perilaku manusia yang kini malah dapat merusak kodratnya selaku makhluk yang terlahir bermoral dan bernilai-nilai dasar luhur. Parahnya, perilaku selingkuh itu dikomersilkan oleh orang yang tak lain juga yang pada dasar nuraninya tak ingin adanya perselingkuhan. Media terutama televisi, pun menjadi corong “penyosialisasian “ perilaku perselingkuhan itu. Sebut saja, mulai dari sinetron, lagu-lagu hingga program yang sengaja membuat dramatisasi perselingkuhan. Kemasan itu luar biasa indahnya. Ditambah lagi bumbu lagu-lagu yang syarat akan muatan syair-syair lagu cinta yang hampa makna. Dampaknya, penonton yang kurang pondasi pendidikan, jelas terhanyut. Lama kelamaan sajian perselingkuhan yang tak jarang malah diperankan artis-artis idola, membuat penonton menjadikan itu mungkin sebagai perjalanan hidup mereka ke depan. Penulis ingin berbagi sekelumit nilai sosiologis yang sepertinya mulai tertinggalkan. Tetapi nilai dasar inilah sepertinya yang mesti kembali disosialisasikan guna membendung arus edannya perselingkuhan itu. Memang, nilai ini oleh se-

Oleh Lazuarna R Mahasiswa Fakultas Ekonomi (Akuntansi) Universitas Muhammadiyah Malang lz_sheva@yahoo.co.id bagian orang terkesan kolot. Tapi tetap jitu kok. Sosialisasi nilai dasar, seperti bagaimana seorang anak diperkenalkan terlebih dahulu dengan nilai-nilai agama yang dibarengi dengan dasardasar edukasi seksologi.Tetapi tentunya yang memperkenalkan ini idealnya adalah orang tua sendiri, yakni nuclear family (keluarga inti), dan bukan dari luar. Harapan dari dua praktik nilai dasar agama dan edukasi seksologi itu, di mana sang anak sejak awal sudah memiliki fondasi bagaimana ketakutannya akan dosa bila melakukan perselingkuhan. Sementara itu, edukasi seksologi yang diperolehnya dari orangtua bahkan dilengkapi di sekolah berupa pengetahuannya tentang organ seks yang dimiliki oleh sang anak. Misalkan, bila anak tersebut perempuan, maka organ seksualnya itu dengan sadar dan mengerti akan mampu mengundang berahi lawan jenis. Oleh karenanya, supaya bagaimana tidak mengundang lawan jenis. Tapi tentunya dua hal yang penulis ingin sosialisasikan tersebut tentulah akan signifikan bila orangtua sebagai stock of knowledge atau gudang pengetahuan akan ke semua itu benar-benar mapan dimiliki orangtua. ■

Staf Redaksi: Satwika Rumeksa, Tri Yulianto, D Wahjoe Harjanto, Trihatmaningsih, Sigit Sugiharto, Tri Dayaning Reviati, Eko Supriyanto, Junianto Setyadi, Hariyanto, Didik Mashudi, Adi Sasono, Tutug Pamorkaton, Gatot Sunarko, Wahyudi Hari Widodo, Josef Sintar, Endah Imawati, Kistyarini, Adi Agus Santoso, Yuli Ahmada, M Rudy Hartono, Ahmad Pramudito, Joko Hari Nugroho, Wiwit Purwanto, Suyanto, Deddy Sukma, Tantowi Jauhari, Habiburrohman, Kuncarsono Prasetyo, Titis Jatipermata, Fatkhul Alami, Imam Hidayat, Ravianto, Dyan Rekohadi, Amru Muis, Sri Handi Lestari, Yudie Thirzano, Wahyu Nurdianto, Marta Nurfaidah, Dwi Pramesti, Sugiharto, Musahadah, Mujib Anwar, Hadi Santoso, Sudharma Wahyu Adiwijaya. Direktur: Rusdi Amral; General Manager Bisnis-Iklan: Stella Soedibjo, Wakil General Manager Bisnis: Wachid Mukaidori ;Manager Marcomm: Rachmad Hariyanto Biro/Perwakilan: Malang: M Taufiq Zuhdi, Hesti Kristanti, Eko Nurcahyo, Sylvianita Widyawati, Arie Yoenianto Alamat: Jl Sultan Agung No. 4, Malang. Telepon: (0341) 360201 Fax: (0341) 360204. Iklan: fax (0341) 360204, Sirkulasi (0341) 360203 Sidoarjo : Anas Miftakudin, Kediri: Arief Suka Putra, Alamat: Jl Banjaran Gg I/ 131, Kediri, Tlp (0354) 686933, Pasuruan: Jl Dr Wahidin Selatan 180 Pasuruan. Telepon/fax: (0343) 412411, Mojokerto: Doso Priyanto ; Jakarta: Tri Mulyono ; Alamat : Jl Palmerah Selatan 12 Tlp (021) 5483008, Fax: (021) 5495360 Kantor Pusat: Jl Raya Margorejo Indah D-108 Surabaya 60238 Telepon: (031) 8419000, Fax Redaksi: (031) 8414024 Alamat Surat: PO BOX 110 SBWO Surabaya Penerbit: PT Antar Surya Jaya, Surat Izin Usaha Penerbitan Pers: SK Menpen No.202/SK/MENPEN/ SIUPP/A.7/1986 Tanggal 28 Juni 1986. Percetakan: PT Antar Surya Jaya. Isi di luar tanggung jawab percetakan. Tarif Iklan: Iklan taktis min 75 karakter–mak 375 karakter (1 karakter Rp 750); Iklan display/umum (hitam putih) Rp 25.000/mmk, Iklan display/umum (warna) Rp 30.000/mmk; Iklan duka cita Rp 7.500/mmk; Iklan mendesak/duka cita untuk dimuat besok dapat diterima sampai pukul 18.00 WIB. Bagian Iklan: Jl Raya Margorejo Indah D-108 Surabaya, Telepon: 031 841 9000, Fax: (031) 8470000 dan (031) 8470500. Manager Iklan Jakarta: Christina MS Indiarti; Alamat: Gedung Iklan Kompas Gramedia, Jl Palmerah Selatan No.15 Jakarta. Telp. (021) 53679599 Ext.6009, Fax (021) 53699150. Bagian Sirkulasi (Langganan): Gedung Kompas Gramedia Lt. 4 & 5 Jl. Jemur Sari No. 64 Surabaya, Telepon: (031) 8419664 (Pelanggan), (031) 8483939, 8483500 (Bagian Sirkulasi) Fax: (031)8479595 - 8478753. Harga Langganan Rp 29.000/bulan, E-Mail Pengaduan: pengaduan@suryagroups.com, Rekening: BCA Cabang Darmo, Rek 088-3835830; Bank BNI Cab. Pemuda, Rek. 0048789714; u Bank Danamon Cab Gubernur Suryo Rek. 0011707361 atas nama PT Antar Surya Jaya. Surya Online: http://www.surya.co.id E-Mail: redaksi@surya.co.id SEMUA WARTAWAN SURYA DIBEKALI TANDA PENGENAL DAN TIDAK DIPERKENANKAN MENERIMA/MEMINTA APA PUN DARI NARASUMBER.

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 15


16 SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009 TAKTIS Ot

SURABAYA MOBIL DIJUAL

otomotif ZEBRA’90 Artomoro Troper Tp/Br Cat Mesin Bgs 15,5Jt,Nginden IV/3172009405

KUDA GLS DSL’99 Biru Ist L Ac/Tp/Vr/Pw Tmn PdkJati AV-1271860168/7886324

KIJANG’83 LONG RT/VR Ful Variasi Istimewa Hub:83945432

408287

408254

408011

EBRA PU’95 Orisinil+Zebra SemiBox’94 Orisinil Istmwa Jolotundo3/3 71147755

L300 PU’86+STW Dwi Bkt’95 Slr Ry.PPS 39 Grsk 83063931 / 0817393120

KIJANG LX STANDART’2003 Silver Mtl Bensin AC Hub:031-60430234

408261

408027

Z

SHOWROOM

J

CPT KIJANG Gran Extra’96 Biru Metalik,70JtNg;Panther Gran Executif’94 Hijau Metalik 58JtNg S.Pakai 70637765 / 72351632 407459

DAIHATSU PROMO DAIHATSU . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 . . .

408356

HONDA

H

LANCER SL’82 KONDISI BARU Kebonsari Inpres No.8 77447180

407105

GALANT 1.6’85 Ac/Tp/Vr/Br Cat Mesin Bagus 14Jt,Nginden IV/3172009405

407906

JL GRAND CIVIC’90 Terawat Cat Ors (L) 031-78342103 / 087863567111 408053

CIVIC EXELANT’82/81(L)Ist Biru AcDgnVr BanBr S.Pkai BrgBgs 15JtNg77610749 405329

407991

* PROMO DAIHATSU * . . . . . . . . . . . . . . ..........

HONDA WONDER’86 Full Maxi’06 Hrg=24Jt Pas Panjunan I/74 Sda 085731420626

407228

408204

ISSAN SENTRA Sport 2Pnt Silver’90 Gry Asri KlTengah 16-17 Tg.Angin 70687933 - 087851417872 408271

408025

H.GENIO’93 AUDIO/CD/USB/AC HIJAU TUA MET (L) HUB:08885331999 408136

Civic Th’75 L Biru siap pakai BU VR Hub:03171019428 Hrg Nego 408125

H F E

EBOH BNG 0%/DP 10%-5Th Bs Tkr Tambah S.Krm Luxio-Xenia-Terios-Sirion G.Max-P.UP70275341 407088

EROZA ROXCY’96 Wrn Biru STNK+Ban Baru Brg Istw Spt Br 53,5JtNg 7386035 / 0811351148 407104

SPASS PU 2004 Pmk(L)Tgn1 AnSndri DrBr Htm BanBr PjkPjg BrgTrwt H:Manyar78119291,081231460605 407210

PROMO DAIHATSU PALING MURAH . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 . . .

CIVIC WONDER 1.5’87 Akhir asli L Ac/Rt/4Pw ist & trwt/antik H:0818322747 408212

407832

AVEGA SG(Sen Park JokKulit VKool) Istmw ’07 (BPKB08)Tgn1 (W)70983162/ 91498185 407832

ATOZ GLS’02 Plat L Tg1 Hrg 68JtNg Hub:08123580293,70622569

407903

D

JL OPER KRDT PU Espass’04 Biru Ac/Tape Angs 1,3Jt 22Bln 081230646464 / 031-3982668 408056

DAIHATSU CHAIRMAN’84 Ac/R-Tape/Vrcng Brg Bgs 70000104 / 08175000104 407976

HIJET SPORTY’86 Antik VrTp Ban&STN Baru Gajah Magersari 6/22 Sda91116616 407987

D.130 JUMBO Delivery Van-Box’95 U/Ush Prm Magersari AV-10Sda Kota77184565 408005

ZEBRA PICK-UP’92 Srt Hidup Msn Bgs 14,5Jt Cpt031-72410449/031-77172650 408026

HIJET 1000 Thn86 Pick Up L-Sby Ckp Trwt 10,5Jt Nego Cpy Hub:3768521 407947

ZEBRA STW’91(AG) Hrs Rawat Cat Pjk Baru 11,5Jt Hub:70204333

408001

D

408115

NEW + HEMAT + BONUS/DISKON . . . . . . . . . . . . . . . . . 1 X 25 .

407917

CHEV LOADER’97/98 Hub: Mayjend Sungkono No 37,Sby  71721960 Jam Kerja 408117

MOBIL DICARI

408083

VARIASI/SALON MOBIL NASIONAL . . . . 031-766 1999. . . . . . . . . . . . . . 1X25. . . .

SUZUKI CARRY PU’2001 Tgn I Ors Cat Vr 43JtNego 8954255 / 71199915 407995

CARRY87AKH S.Lmgn Tg2 TpVrBr Intr Ors S.Pkai 16,5Jt Moroseneng 4870307281 408003

407951

KATANA’90 Blitz  83434378 Hub : Nginden 5/5A

408229

407990

PANTHER’92 Stw Ac/Rt/Vr 43,9Jt Nego Hub:Raya Panjang Jiwo Viva No.1-A

J Szk Carry’86 Troper Mulus Hrg.18Jt Nego Hub:031-5451502/085852819383

408380

408124

S.CARRY’87/86 STW Tp/VR 14,9jt,barang bgs Cpt.Manukan Madya 127 78450371 408183

JIMNY KOTRIK Th’80 istw 10jt,Ry Randekan Sari No.2 tlp.70213209 408196

MAZDA

V

407465

626 HB’89(L)Ors,Fulvar Audio VR SangatIst 27Jt Ngagel 127A Pojok-Jembatan

MERCEDES

AT OVEN 4,5Jtan Tech Italy,Cat Perpanel 450Rb Body Kit,Bekleed,Ready T.8665000,8678457 407601

SALON MOBIL KERTAJAYA Door To Door Body,Int,PlsKc,Msn 150Rb 031.91111918 408078

MOBIL DISEWAKAN SELAMAT JAYA APV Innova Avanza’08/09 Dgn/ Tnp Sopir Hub:71726363-087851516969

00 RIBU Kijang,Panther APV Xenia L300 Bus + Sopir Bisa Bulanan “HALIM” 5013744/70102636 MURAH 407501

J 031-70777306-8680334 New Eyes,Camry,Altis,Alphard,Elf,Pregio Avanza,LGX,Bus AC Pariwisata 25-

ERCY TIGER 230’Th80 Putih(L) ANtik 100%Orisinil Terawat JlDieng DK-36 Tropodo031-

72000852 407851

Mercy E 300 Ist’90 Hijau, Jok Kulit/Vr 16 Import/ Ac/Audio. 081331768543 408205

MERCY C-200 TH’96 (Barang Tdk Ada Duanya Di Sby)Hub031-70888569 408339

MITSUBISHI

408037

NOX’08 225Rb+Sopir/12jam: Xenia,Avanza,Panther,Kijang T(031) 854230377522764-70329238-085850966570

Z

EBRA Body Tech’92 6Speed Coklat Met(L)Ac Dobel/Vr/Tp Pjk Baru S.Pakai 22Jt Nego H:72636669 408201

ZEBRA 1.3 PU’90 L Putih bgs msn hls 13,5jt Kalilomlor Baru 2A/1577371322 408208

ZEBRA’91 Akhir AC dbl/Tp/VR bagus mulus Rungkut Lor VI/18  70855676 408209

ZEBRA 1.3Pdjoyo msn bgs Ors Rungkut Menanggal Jl.Ky.Satari 4/47 71317865 408224

E T T X

SPASS PICKUP PMK’2001=31Jt+PICKUP’2006 Khusus yg Cari Mobil Baik Hub: Darmo Baru Barat 71

T M P C L

408230

408191

Hub:031-71264779 JUAL CEPAT REVO’07 BARANG BAGUS BU 8,3JT HUB:83122010 / 081553253959 407994

MOTOR JERMAN SPORT BARU. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1X25

407102

OLT T120SS’97 An.Sdri/Adiputro Cat Body Ors Ac Dbl Tg 2 37JtNg 081357945320 / 70187310 407449

300 Th05 Dsl (W-Grsk) Cj7 Mdl OffRoad Pondopk Mutiara N17 SDA081.1341.7542 407962

408241

MITS V6 Galant96(L) AcTpCD/Vr18 Ors Trwt PjkBrBtl2Ist70069997/081230146700

AFT GTS’93 Putih AC/Vr/RT/Cl Aki Br Ban Besar 51Jt Ng 081357945320 / 70187310

MITS GALANT HIU’02 Matic Blue Mulus (AsliL)Audio/TV 115Jt Hub:08123088088

408269

407984

AFT ROCKY’94 4x4 Ac/Tp/Vr Istw Ban & Pajak Baru Body Kaleng 60652345

PICK UP’87 Casis Bagus Mesin Enak Plat SLamongan Hub:72334658

408002

408022 408274

ENIA’06 Wrn Htm VVTi Brg istw Spt Br Hrg 116,5JtNg 7386035 / 0811351148

T120SS Troper 95 Barang bagus s pakai VR J mrh 25jt bisa TT HUb 085231876013 407935

PAKET MOBIL BARU MITSUBISHI’09 . . . . . . . . . . . . . 1 X 25. . .

408283

FEROZA’93 Ors Cat Hitam Bangku Hdp Dpn AC/ Tp/Ps 45JtNg 081331611547 / 83376462

407931

SUPRA FIT’04(5,5)Legenda’03(4,5)Shogun 03 4,950 Vega04Ckrm 5,850 77071268

P S N

407285

407504

EW AVANZA Cm Byr 18Jtan,New Innova Cm Byr 26Jtan Bw Plg Mbl Br!77698088/081330979669 407628

GRAND EXTRA1.8’96 Long PjkBr OrsCat SptBaru Full Audio/CD 76JtNg81648447 JUAL LANDROVER & TOYOTA KANVAS Hub:Wayam Wuruk Selatan No.37 5673177

408257

407980

A

408258

ESPASS Pick Up’02 Nissan Sentra Sedan Full Var’90 Jl.Lesti 710315678786 408163

ESPASS 96 (N)BiruMet VR/TP/DVD/MP3 Msn& Body Ori BsTTMtr7347710/ 0818386250

**ASTRA ISUZU** Panther Station,Pick Up,Elf. Dicky081555776363/9646464

408313

70728204-8541206 DICARI MTR CINA Sgl Merk 4/2Tak Sgl Kond Bobrok Luar Kota OKE(ALOHA)

PANTHER LV 2001 (L) Tgn1 AC/TP/VR Orisinil Hub:7769377/081334940439 407300

GRAND ROYAL 97 N-Kota An.Sdr Pjk Br AC. Dbl 2TV,DVD,PWD 72JtNego 08123363930 407824

PANTHER Th2000 (L) Abu2 Assesories Lengkap 115Jt Hub:0341-7772058 / 494808 408368

PANTHER 95 (N) AC/TP/RC Ready Jual 60Juta H:0341-428081/08125228008 408373

PANTHER PPL 94/95 N-Tg2 Serv Brkala MsnJosIrit BsTT Genio/Grand 56Jt9301974 408374

407323

CARRY ADIPUTRO 94 N Hijau Met An.Sdr Km28Rb Sgt Istw 49JtNego7696569 407719

407730

KATANA GX 95 Hijau(L)Bgs Skl S.Pake AC/ TP/VR/PS Tdk Kecewa081334222141 Nego 407734

JUAL SUZUKI TH89 Ex Angkot 13 Unit Hrg Rp.10Jt/Unit H:0341-7713645 407744

ESCUDO Pmk 95 Ors + SIDEKICK Pmk 97 Ors + LX 89 Audio/TV H:6245151 407762

KARIMUN 01/02 Silver (L) Asli Pajak-Panjang Bagus 77Jt Hub:081.655.3856 407776

UMC DIJAMIN Plg Murah DP Mulai 7Jt,PU, APV,SWIFT,SX4 Proses Mdh&Cpt 8684900 407835

407834

AMENITY TH90 4 Pintu Abu2 Kera 32Jt Pas (N) H:081.334.526.704 Ronny

MAZDA MAZDA 323 Trendy 87 (N) Hitam Mulus Hub0341-7800451 406553

MAZDA BRAVO 86 Merah Ferari (W) 21JtPas Hub:081.334.526.704 Ronny 407842

MERCEDES MERCY 300E 91(N)Silvr Audio/VR18/NmrCtk/Pjk+BanBr Trwt 08170511808/7018483 407299

J.CPT CARRY 88 Akhir PickUp Putih Siap Pakai Barang Istimewa H:9541357 407825

TIGER 280i Biru 84 Injection ORS FullVar 35Jt Penawar 28,5Jt OK08813359745 407827

407843

CARRY ADIPUTRO Th94 (N)Asli Warna Abu2 Metalik Hub:7719957/0812.3309.4957 407847

KATANA TH92 (AG) Hijau Metalik Hrg 37,5Jt Nego H:9309006/081334112495

406582

** ETERNA SOHC 91 ** 407249

407725

T120SS 97 HijauDaunMet Troper VR/TP Mesin Body Bgs 33Jt Nego0813.3461.0000

408131

408004

408382

FEROSA Th89 (W) TP,VR,SL

408346

VITARA 97Akh Abu2(N-Kt) OriLuarDlm Audio 75JtNego081805115199/ 081233111961 408378

JUAL APV (N-Kota) 05 KM20Rb, Ors Istmw Hub:0341-7062858-0817538406

TOYOTA

SEDAN CEDRIC Diesel Th2000 2664cc Hitam Istw Serius Hub0341-427825 Nego 406531

PEUGEOT

STARLET 1.0Th86 AC/CD MP3/VR15 BanBr/ Bdy Klg/Msn OK/Bgs Mls/Irit Pol8124777 406841

406853

KIJANG LSX ACDbl Th98 Bensin (N-Kota) +Carry PU Th05 Hitam(N)Tgn1 H:7000696

KJG 96 Nusalong Hijau Met 1800cc VR/CL/Istw Hub0341-422385 COROLA DX 83 Merah 20Jt NEGO Bisa TT Sepeda Motor Hub:081.9318.555.22 407291

TYT GREAT COROLLA 94 Biru Met Istmw Siap Pakai (N) Pajak Baru Hub:411781

PEUGEOT 206 SPORTY Th2003 Warna Merah Brg Istimewa (N-Kota)081.334.966.325

KIJANG GRAND EXTRA ‘96 1.8Long Istmw ACDbl/TP/RAdio/PS/PW 73JtBU H:8663131

407766

407307

TOYOTA GREAT COROLA Th94 Silver Sangat Terawat (L) Tgn-1 Hub:0341-7363717

407406

P.UP 1.5 EURO-2 UM7Jtan/Angs 75Rb/Hari Slm Bln Juni Bonus RadioTape7028789

DX 83 Lkp Merah Srt/Ban Br 27,5Jt 6456400 /08123320647 Jl.GadingPesantren 32

406566

406591

406855

GRAND CIVIC Putih Th90 Brg Sgt Istmwa Skl(N-Kota)Nmr Pnjg 51Jt085646449324 406879

WONDER SALON 84 AC/TP/VR KopiSusu Bd.Klng! Dirgantara 3 Simpang 9B147343325 406881

H.MAESTRO Th92 (N) Abu2 VR/PW/PS Istimewa 52Jt Hub:0341-9259512/494808 406882

CIVIC EXCELLENT 82 (N) Hijau.Orisinil Jrg ada, Langka/Antik 30Jt0811362010 406884

WONDER 86 4Pnt N-KOTA Orisinil Hub0341-7026686 GRAND CIVIC 91 N-Asli Hitam Met VR16 Bgs 49JtNego0341-7007710/081803865500 407258

GRAND CIVIC Th 90 (N) Sgt Istmw Antik 60Jt 7700289 WONDER 84 4Pnt Mrh AC/RT/VR14 N-Kota 21,5JtNego Cpt Dpt5451212/9381314 407716

HONDA LX 1988 AC/TP/VR BiruMet Hub087859777783/081334459145

VANZA HEMAT Ang2,8Jt Saja Ready All Type Bng3,5% Full Bns Beli Yaris Grts BlackBerry Hny DiAuto2000 Kertajaya5952000

407595

407727

ANDA JUAL SEPEDA MOTOR ? Jl.Gembong Sawah Barat 63 Sby 70526617 / 3715147

WONDER 87 Putih AC/TP/VR/PW N-Kota Hub0341-7723190/7736138

408000

407971

407733

408389

CORONA EXSALON G Th90 (W) Pajak Baru Istmw 38jtNEGO H:081944958012/ 6288884 408390

AVANZA G Vvti 07 AquaBlue(N) Tg1 PjkBr AssAllRisk Var TdkKcw HrgNgo7349889 408391

GREAT COROLA 1.6 SEG 92/93 Hitam 58Jt Nego BU CPT 085736091696/ 081944850799 408392

KIJANG G LongNusa96 1.8 Abu2Met (L)69Jt, Katana GX95 BiruMet(N) 48Jt7290745

TIMOR TIMOR DOHC 02 (N)PjkBr BiruMet OrsCatTtal KM AsliSdkt FulVar 62JtNg7775790 406563

TIMOR DOHC Th2000 Tgn1 Ors Cat Merah Ferari Asli (N) 57JtNG H:085334044007 407777

MOBIL LAIN-LAIN GEMINI DIESEL 83 AC/TP/VR 11Jt Bs TT Mtr406247/7007106 406843

DIJUAL ANGKOT Jlr LDG Suzuki Carry Th89 Kondisi Bagus Hrg Nego 8110411 407303

TRUCK TRUCK COLT DIESEL 05+DYNA 03 BU Cpt0341-7388687/081334469469 406537

MOBIL DICARI DICARI MOBIL MAZDA Vantren Th 95-99an (N)Kota Silver/Gold H:5175225/368052 406570

407765

Dcr Amenity Winner Hyundai Elantra Knds Istw Gub: 0341-6438822/085755198111 407937

CARI ESPASS PU Semibox Th96-2000 Pajak Kir Hidup Plat-N Hub081555634237 408351

MOBIL DISEWAKAN

MOTOR DIJUAL

407253

LGX 04 Ist Ori Disel Silvr P.Grand Ryl’97 Biru Tua Met Standart0341-478057

* ODYSSEY 2.4 AT 2005 * Tgn1 Silver OriCat KM60Ribu (B) Hub:0888.0333.1145

408347

DIJUAL YACE ST Built Up Turbo Th82 AC Double Abu-Abu Hub: 0341-366854

398891

406559

406534

407844

COROLLA Th73 CoklatMetalik Std Ori (N)Kota Siap Pakai 11Jt Hub0341-5443836

406886

TWINCAM SE Limited 91 PLat-DK Abu2Met Ors Sgt Istw Hub471809/081916142326

408370

CIVIC ECELNT 80 Mulus VR/RT/AC Tdk Jln 11Jt Jual Cpt Hub08175215289 N-Mlg

407826

TOYOTA 1600cc IRIT PS/PW/AC/TR/Ban Int Orgnl Istw 25Jt :BCT87036610/468428

AVANZA Th04 SILVER (L) Barang Bagus Hrg 114Jt Nego Hub:7621218

ZEBRA STW 91ACdbl TP TgsAnda Trpr SrtBr19JtNG,Stansa 86 B AC/VR 7Jt7684448

FORD THN 1994 HITAM

407821

STARLET 88 Silver (N)AC/TP/VR16+ KJG LSX Dsl 01 Tgn1 PS/AC/VR/CD/EM9736240

www.airlanggatrans.com 0341716458/7056458/0818386458 PromoHmt! Weding/VIP-Car/Trvel-Serv Alphard, Camry, Mrcy, Inova,Avnza LGX Hotline 0817301000

406883

ESTEM GT 1.695 N HjauMet VCD/MP3/ AC/EM/PW/PS/VR BdKlg Ori S.Pkai49Jt 595466/08179622333

FORD

407775

HAICE DieselPU Th82 Bgs,S.Pakai,Ban+KirBr Jl.Segaran Gg.Mangir0341-9958691

STARLET 91 AC/TP/VR/PW/CL (N) Hitam Mulus Istw Int-Eks Orsnl 48JtNg9086863

407304

SUZUKI

407771

J.CPT STARLET 1.3 Th87 AC/TP/VR Bagus Hub:5384105 / 085755827260

GREAT COROLA 94 ABU-2(N)

407261

NISSAN

407761

CORONA MARK II 81/82(L)Biru Putih TP/VR Ready Istmw 15,6JtNG 9122058 CptBU

DICARI MOBIL Sedan Hyundai Th96/97 Action/Cakram Yg Istmw Original 6305885

406567

Mulus Siap Pakai Hub0341-9299934

LANCER SL 84Mrh AC/TP/VR17 SrtGres IntrOri Full BsTT 20JtNg9294448-7684448

Harga 31Jt Hub:494808/9259512

KATANA Th1989 Warna Putih (N) AC/T/VR 31,5Jt Siap Pakai.Hub0341-8663802

Istimewa 70JtNego 0341-7050098

407998

408031

408344

408384

Zebra Body Tech’94 Ac/Cd/Vr Biru Mtlik Hub: 0341-9524656/487424 Espas’97 Hjau Ac/Tp/Cd Stn Br Accu Br Brg Bgs 40JtNg 08125297889/0341-463945

CARRY Adiputro Th95 1.0(N) Ban+Pjk Br SiapPakai 45JtNg7690287/081333109425

MITSUBISHI LANCER SL 81Pmk 82 Merah AC/TP/VR Bagus SiapPakai0341-9551186/ 081333369100

407755

OPER KREDIT AVANZA G Merah 2008,Xenia Xi Sporty Slver JualSlh10341-4461787

408395

JIMNY Th84 AC/TP/VR/AUDIO 407823

VISTO 2003 SPORTY 2003 Hijau Muda Metalik Matic472042/8649689/081805020199

COROLLA DX 83 (N) Int Ori AC/Audio TV/VR Msn & Cat Bgs 25Jt Bs TT H9534999

KARIMUN 2002 SIAP PAKAI AC/TP/VR Istimewa 0341-9200938 TP

Biru Hub0813 3313 4444

KIA

MITS.EVO 3 Th94GTi (W) Hitam Mulus Oper Kredit Rp.1389x27 DP Nego H7766565

407309

MOTOR DICARI

406575

Espas Srr Van’98/Br Mtlik Ac/Tp/Vcr Nkota Hrg 44Jt08179656740-0341411120

407256

Unit Garuda Surya Kond Baru @3,5Jt Off The Road,Griya Wage Asri 2/AF68541206 Aloha

ISUZU PANTHER LS2005 Coklat Muda Met (N-Kota) 149,5Jt H:0888.554.8544

407756

JUPITER Z’2005 Hitam Orange

408255

398882

407977

407968

MOCHIN

KATANA TH95 Tgn1 Cat Asli Hub03417033944

Espas’96 N Kota No Baru/Mrh Mtlik Istw Hrg 38Jt Hub:0341-8654774/08133172163

406851

408185

407323

408376

ISUZU

407754

CIELO 97 (L) Tgn1 Silver Audio/CD/TV/VR Hrg:86Jt Hub9925704/564928

2

JUAL KATANA Th90 Wrn Merah Plat(N) AC/Tape/Velg H:0341-7033944

MITS T120SS PickUp 91 Bgs S.Pakai (N)Biru 25JtNego7300415/08885519360Tidar

403445

JUPITER’01 Htm Orisinil AN Sdri Jl.Cisadane 15B 5614896/71131545 Cpt

407318

KATANA GX 95 Hitam N-Kota AC/TP/VR Extra Grip Jl.Titan Asri 10 Blok G-6

HYUNDAY ACCENT 06(N) Tg1 Hitam Orginal 67,5Jt Ters.Sigura-Gura C-36444899

407773

JUPITER MX’2007 CW Biru(W)Kopling Pondok Sedati Asri Blok E-7 71424912

Hub:91203254 / 3283359 Cpt BU

KATANA GX 1993 Abu-Abu Orsinil Power Stering (B) Hrg44Jt H:0341-7622650

407321

407772

406840

407959

407989

GREAT COROLA 93 Mdl 95 Hitam Istimewa H:0341-7344624

BU ACCORD 80 (N) Siap Pakai AC/TP/VR 13JtNego Hub0341-494807

407910

407313

407319

GALANT V6 Hiu98 MP3/ABS N-Kota An.Sndri Istimewa Hub08123216803

YAMAHA

M

407306

MOBIL SWIFT ST Silver 2008 (Nov) 149Jt NEGO Hub:08123358698

KATANA 86 N-KOTA Body Kaleng ACDingin TP/VR 5Ban Baru Istw Skl Nego7008341

407769

“YAMAHA BACK TO SCHOOL” Ready Stock, Proses Kilat,Pasti ACC Hub:71579117

COROLLA DX’82AcTpVr STN Baru MsnJos 18Jt GajahMagersari 6/22 Sda91116616 COROLLA DX’81 Silver(B)AcTpVr Hrg 11,5Jt Prm TAS II Tanggulangin72799016

XENIA Mi Plus1.0 2005 Biru (N) Tgn1 ISTIMEWA 91,5Jt Hub:9613672

JUAL MAESTRO 92 Akhir Injection Istimewa Putih Plat-W Hub08159476560

IO SOUL’08 Tgn I(11Jt)+New Vega R’08 Tgn1 Jual satu:Jl.Kedung Asem 31 Rungkut  77875141

407290

BALENO 97 (N-Jatim) Ors Luar Dalam Istimewa Hitam Met No.Panjang H:9101225

407260

407769

408107

SZK TRAIL Ts125’94(Mtr Langkah Jual Murah7,8Jt)Jl.Gebang Lor75085850303677

408079

407909

XENIA Mi+1.0 2005 Biru (N) Tgn1 ISTIMEWA 91,5Jt Hub:9613672

406566

407924

407923

ZEBRA PU 93(N)Hitam Bgs STNK+IR Baru An.Sdr 22,5JtNG462997/7385599/7741119

HONDA JAZZ Th’04 Silver Ors Cat TI 126Jt Nego Hub0341-9604599

OPR/KRD Mio Soul Hitam’08 mulus 680Rbx10Bln pajak baru bisa cash 91169918

CORONA’80(W)Istw Ac/Tp/Vr 42Jt Jl.Harvard,Simogunung No.8 BU

407750

OPR KRD Smash 110(W)Th’2008 Hitam Kondisi Bagus a/n.sendiri Hub: 72401699

KIJANG’83 Body GrandExtra 5Pnt DasboardSedan Tp/Vr/Pw Mulus 25Jt71424912 COROLLA DX’81(N) Mlg,AC,Tp,S.pakai 16,5Jt nego  83063931 / 0817393120

407741

XENIA Xi SPORTY 06 Hitam Tgn1 OrsCat KM80Rb Hub:081 555 89 2050

J.HONDA GENIOTh92 63JtNego+ Grand Civic Th90 48JtNego 2-nya FullVar9604599

408355

TARLET’85 XL (L) Body Mulus,Wrn Abu2 Hub:7530861/72108508

407724

408210

SUZUKI

407251

APV Tipe L 2006 Hitam(W)Sda Kond Bgs Tgn1 PjkBaru 081.837.8255 Langsung TP

408128

408375

TOYOTA KET SPERMrhAvanzaYaris 3,5%,Unit S.Krm&DptknUndian BhdiahInova SblmHrgNaik71913111/0817593396

XENIA XI 1.3 Th2005 Wrn Silver Full Ori Tgn1 KM Sedikit H:081.233.98.444

FUTURA TROPER 1997 Body Lengkap,Sip Semua 38JtNego081334069828

ATOZ GLS 02 Gold Manual Km.50rb FullVar Lihat Cocok 70Jt0341-7716838

407293

HONDA

408035

ESPASS 1.3 PU’02(L) An-Sdr Srt&KIR Baru Istw 35JtNg Baratjy 19/935041454

408280

408333

HIJET 85 PjkBaru (N) Biru Siap Pk 13,5Jt NEGO0341-9322536/08885519360 Tidar

408341

CARRY EXTRA’87/88 Artomoro Tp/Vr/Br Cat Msn Bgs 17Jt,Nginden IV/3172009405

408289

406889

FORD LASER 82 AC/TP/VR 12,5Jt Nego BsTT Penawar 11Jt Silakan Ambil 9963072

408247

KARIMUN GX’05 Merah Met Istw Nego Hub:081331000300 - 087852563385

AC/TP 7719957/081.233.094.957

407846

408240

408244

406888

TELSTAR 2.0 HtmMet Th91 AC/TP/PW/PS PjkBr(N) 28Jt:Kedawung I/3081387771131

OOMBASTIS Gratis 7xAng /Bunga 0% NEW SWIFT SX4 PICK UP APV D/L kota Hub: 70586001-0818579057 REDIT MOBIL Baru??Bunga Super Ringan Hanya 0,15% Bisa Tukar Tambah..Hub:031-91213113/91316309

HIJET 84 AdiPutro Asli(N)Msn Ondestel Enak 11,5Jt0341-7001717/081233523326

AC/AUDIO/VR Tlp H0341-8181999

“CARY STW’86” Biru(L) VR Siap Pakai H:17Jt Nego Hub: (031)-77518039

B K

406844

408367 408008

“SUZUKI SWIFT M/T Th’07-08” (Plat AG) H:138Jt Nego Hub: (031)-70995986

ESPAS PICKUP 2002Akhr Bdy+Msn +Chasis +Ban Bgs (N) Biru S.Pake 38JtNg7696569

408349

DIJUAL MEGA PRO’2003 MULUS

Berminat Hub: 71687972

J.PU GRANMAX’08 BU

406576

MURAH DP=10,8Jt Angs2,5Jt Bawa PU-nya Ada,Xenia,Trios,Gmax,Luxio08125251667/ 8178872

HONDA

CARRY PICK UP’92 FULLBOX ALM 408213

J. MOBIL Zebra 91 (N) Mesin Mulus, VR,DVD Hrg22JtNego 5364424/081233489043

408134

KATANA’92 Putih(W)Ac Tp Vr Ors/Trwt 33Jt.Manyar Kertoadi 7/2270704648

406942

406943

ZEBRA STW 89 Hitam Met TP/VR/Bagus Siap Pakai085334006464

408237

MOTOR DIJUAL

KATANA’86/87 Ac/Tp/Br Cat Mesin Bagus 24,5Jt,Nginden IV/3172009405

ICK UP’08 P120 Wrn Htm Brg Istw Spt Baru Hrg 66,5JtNg 7386035 / 0811351148

406536

DAIHATSU LASSY 90 AC/TP/VR MerahMet H:D.Semayang Raya C3 G2 Swjr T:7280827

408186

ERIMA INDENT “PAJERO SPORT” Hubungi: 081 553 468 302

ITS T120SS Troper’97 AC/Tp/Vr Cat Bagus Barang Sangat Istimewa 31,5Jt Nego Hub:70127563

AC.Dingin 27,5 Mawon Hub0341-7551335

OMEGA TRANSPORT” 7067978878062646 -08123264354 Xenia,Gran Max ,Elf, Kijang LGX,Innova+Sopir Murah...!

408285

408164

404351

60

408221 407740

*XENIA Bunga 0,2%* Luxio Bunga 0,1% Terios,Sirion,Gmax.Uyun081333766689/90 71090

407751

1 M I “

HYUNDAI

404066

TAFT HUNTER 82 PS/AC/S.Pakai Merah Metalik No/Pjk Bru Jual Cpt081334499889

STNK baru H.125jt 031-71517384

408216

M M

404066

EW XENIA,Luxio,Terios,Sirion,Gmax DPNego Krdt s/d5Th Bunga0,48% BsTTToni 7012362/08123220982

407127

CARRY’84(B) RADIAL MERAH

Hub:031-70340927 / 0818320620

ERCY’94 CD J.Kulit Mewah Mtlc C.Land Hub:081230041718

408388

407320

406019

ANTREND’97 L 22Jt Tangan I Ps Ac Vr Istimewa Ngagel 127A Pojok Jembatan

404065

EW XENIA,Luxio,Terios,Sirion,Gmax DPNego Krdt s/d5Th Bunga0,48% BsTTToni 7012362/08123220982

CHARADE 83 N-Kota Pajak Pnjg,Int.Ors, Mulus, AC.13,8Jt Hub0341-7778346

408024

KIA

408345

JAZZ IDSI 05 Biru Met Tgn1 An.Sndri Istimewa 133jt H:7027848/081334904555

Istimewa Nego H:0341-7324543

404309

408118

404064

404452

150Rb Avanza Baru-Bisa Antar Jemput Hub:83323336-081703272555

C

CIVIC LX89 N-Kt Pth Bd+Cat Mls AC/RT/ VR/PS/PW/EM Ori SiapPakai0341-8175963

BONUS!! CASHBACK s/d4jt Luxio,GranMax PU, ada Xenia 0341-478000/496786

AM’S AUTO Kc Film 3m;Usafe USA (850) Asli & Garansi...Anti Karat (750);HID(1,2)91675836/60795555

408021

PANTHER Royal’96 63Jt Pas Hub:Jl.Diponegoro 81 Sda 081330022197

*NEW XENIA,LUXIO 09 MURAH* Adit 0341-7808070 / 08123390846

CHARADE 1987 N-KOTA MULUS

FORSA GLX’89 (L) Ac Tp Vr Pw Cl Body Kaleng Hrg Nego 031-70746891 ERRY 1.0’95 Podojoyo TP/VR/DR BIRU Bagus Sangat Mulus 70455067

407845

408133

407314

407992

407943

DAIHATSU

HIJET STWGN 84 Merah N-Kota 12Jt Lihat :Danau Diatas I/F1 C11 Swjjr7758800

FORSA’86 Ac Tape Ban Rc Baru STNK Baru 21Jt Nego 08113492489 / 71430836

GRAND CIVIC 90/91 AC/TP/VR/Audio/CD Spr Ist Sgt Mls Skl H:6427898/563030 HONDA GENIO Th95 AC/TP/VR Asli-N Hitam OrsCat Harga Nego H: Jamiul9773119

407298

R C

PRESTIGE TH87 Pajak Telat VR16 (N) Gaul 23.5JtPas H:081.334.526.704 Ronny

408176

ZEBRA STATION TH89 BIRU

399420

PANTHER DELUXE’00 Biru Met ACS/Tp/ Ps/VSTD/Tgn I/An.PT (L) 70186612

Daewoo Matiz(spark)’03 Plat B Hrg 46Jt Ac/Tp/Cl/Ts/Vr Hub:0341-8657717

DCR MBL INNOVA JAZZ AVANZA KIJANG Bayar Tunai&Cpt 70077787

407245

407841

406878

RIMA 70588591-8438591-0811349515 Mercy Manten kjg Inv Elf Pregio hny.250Rb

DELUXE’95 AcDbl/Tp/Vr/4Pw Brg Ist Siap Pakai (L)70781938

406562

DAEWOO

N N

406885

J CPT BU Jimny 83 Biru S.Pakai Mesin Bagus 23JtNego Hub0341-800320

H:081.334.526.704 Ronny 407840

FEROSA SE 95 AC/PW/TP Istimewa Orsinil Cat H085.7360.91.696/0819.4485.0799

408018

408242

CHARADE CX’87 (Bakpo) AC/Tp/Vr 21JtNg Msn Bgs Irit 78095090 / 0817331079

T

RUCK DINA’82 S.Pkai No&KIR Pnjg H:Jl.Biliton GedangSewuPare Kediri 081938078982/081330121077

CARRY 1.0 TH’92Podojoyo Troper AcTpVr AnSdr-Pakis Tirtosari V/2771920557

MAZDA 323 Merah AC/TP/VR’84 Plat Br Kndsi bgs Siap pakai 83483430/71250809

408108

407111

408034

408033

HIJET 85/86 Asli-L AnSdr Tp BR WD S.Pakai 11,5Jt Ry Moroseneng 48 70307281

V

W KODOK TH’74 Hubungi : 03172112183

ANTHER’98 & HIGRADE Coklat Kera Pondok Mutiara N.17 SDA 081.1341.7542

DAIHATSU ESPASS Pick Up’96(L)Biru Bagus Hub:031-72675004 / 081231439300

408106

407993

408012

407966

TAFT BADAK’81 4x4 pajak baru hrg nego Hub:081802207568 Pandugo Praja I/49

407902

SUZUKI CARRY’86 Interior Istimewa Siap Pakai 71336090-081234400030

P

* CHEV.TROPPER 88 DIESEL*

WINNER 90 MERAH CANTIK

407970

408050

408023

408082

408116

VW

407925

G.DELUXE’95 4PW Ac/Tp/Vr Sgt Bgs Ors 59,5Ng,Semolowaru Utr I/13370648465

ROCKY’88 4x2 N-Mlg Ban-33 Audio/TV/ AC/CL 46Jt Tulangan Sda 081335362026

A

UZUKI CARRY Pick’Up’02 AC Wrn Biru Jl.Mulyorejo Selatan II/8  70427699

KATANA’90W-Sda AcDgn/Rt Msn Ondestel Bgs29Jt PjkBr S.Pakai8940321/70325954

408159

LL DAIHATSU DP Mulai 10Jtan Angs Nego Mbl New Bs Luar Kt.70688063727449928-081803020738

407194

407660

407960

CLASSY’92(L)Hitam Met Orsn Ac/Tp/Vr/Ps 34JtNego 70798201-8940273 Sda

ALENO’01 Milenium Silver Mulus Istw STNK Baru H.85Jt Nego Hub:03160282565

REALFUN’95 ACDbl/TP/VR/CL Orisinil Luar/Dlm Gubeng Jaya 6/17 Hub:71111062

APATKAN PANTHER’09 Ready DP 27Jtan/Angs 4Jtan,PU DP 18JtAn/Ang 3Jtan+Bns71049989/ 0818594329

TIMOR TIMOR DOHC’99/00 Hub:Mayjend. Sungkono 37 Sby  71721960 Jam Kerja

407189

EW ROYAL’00 Tgn I(L)Silver Ac Dbl/ Vr/Cl/Pw/Tp Msh Ors 86Jt 70973724/081230466647

Carnival Dsl’00,83Jt Bru sunrof N-Kota Istimewa Hub:081233238240

408017

407091

ARRY PU BOX’04 Adicitra Biru Istimewa Pajak Baru Jrg Pakai70699777//5666377

407904

FEROZA95(W)Hijau-Silv Ors Ttl Ist AcTp Vr15Alrm 50Jt P.Mut O-3 SDA 72438000 /081330108000

CHARADE’87(W)Ac/CD/Vr Aki+STNK Baru Perum TAS 3 K2/36 Wonoayu Sda72450072

S C B

UZUKI SWIFT,SX4,APV Bng 3,7% Kc V-Kool,PU Carry DP 15% Angs Rgn:Dewi 081331900062,81886134

407048

PANTHER PPL’95 AcTpVr 56,5Jt Dukuh Kupang Brt I/21171516578/087883400904

408366

TRUCK

“SUZUKI SX OVER A/T Th’08” Istimewa H:186Jt Nego Hub: 0817321237

407907

408365

LSX EFI’04HtmMet PjkBr(L)An.Sdr BsKrds/d 4Th PrapenIndh i/78476378/70254965

SUZUKI

406958

ROYAL’97 AnSdri Istimewa Pajak Baru BU 68,5Jt H:Ketintang Baru 17/22B-Sby

TOYOTA COROLLA GL’84 AC/TP/VR Mls Hub:Kertajaya 11 Raya No.5 71474005

406875

SUZUKI KARIMUN Th2001 (L) Silver PjkBaru Barang Istmw Hrg77JtNego H7000261

407779

406554

ANTHER LS’01/AT Silver Ors cat Istimewa Hub:Tenggilis Utara 5/4 Hub: 72353550-0818308715

407949

408013

408293

Carry’92 PU(W-Grsk)Bak Rata Baru Putih Pjk Kir baru S.pakai Cpt 70279049

407691

DIJUAL FEROSA’95 Hijau Met Bd Kaleng AC/TP/TR H:47Jt 70389982-081357194183

PEUGEOT

S P N

Hub : 031-70439228

406868

YG NAWAR 11JT Hrp Kmbli SZK ST83 Station VR12 Ban+NoBr S.Pkai JL.Juanda 14A

407768

CIVIC WONDER Th86 Hitam Brg Bagus NEGO Hrs Laku Hr Ini081334672179/5369808

WONDER SPORT 84 (N) 20JtPas

5Pintu 4x4 (N) Istw H:777-4408

408281

KIJANG’89 SUPER AC/TP

408211

407810

PAKET TERMURAH . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 . . .

T LONG Hiline 4x4 Th’97 Silver An:Pembeli 65JtNg YKP MAIII/M-3 Rungkut 70264510-081236543839

RECORD’85DIESEL 16jt A/n.sendiri L baru AC/VR ist Ngagel 127A pjkJembatan

New SUZUKI UMC DpTotal Pickup Rp 0,APV6jt Swift18jt SX4 22jt 03171560458

407360

407444

406947

AVEGA SG(Sen Park Jok.Kulit VKool) Istmw’07 (BPKB08)Tgn1 (W)Hub:70983162

PAKET ISTIMEWA ISUZU . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 . . .

D G

406946

PEUGEOT 505GR’82 Ac/Tp/Vr/Br Cat Msn Bgs Orsnilan 12Jt,Nginden 3/205931519

HYUNDAI

407301

408266

SX’04 Wrn Biru Pjk Br No Fav Brg Istw Spt Br Hrg 118,5JtNg 7386035 / 0811351148

ADET’93 HB L 19Jt AC RT VR Istimewa Ngagel 127A Pojok -Jembatan

408295

ISUZU

aihatsu PU’94 hitam mls (L-sby) harga 23Jt Hub:Dharmahusada Regency 502  91600609

ECTRA’95 DOHC L 27 PS PW CL AC T VR Istimewa Ngagel 127A Pojok Jembatan

ACCORD MAESTRO’90 AcTpVr/Br/Pw/Ps Cat Msn Bgs Ors 38Jt,Nginden 3/205931519

408194

407363

V K

I L

NNOVA 2.0 G’06 Manual(L)TgI Sil;ver Istw Kijang LSX-Diesel 00 Biru Tua Full Var085230232222

408262

OPEL

Hub:0341-7017065

CHEVROLET

408188

408222

ISSAN INFINITI’97 Tp,VR,AT Hitam Met Bgus No.B 50Jt Raya Wiyung 88 Hub:70064564

Grand Livina 1.8 XV’08 7Speed Abu2 100% ors179jt/barunya215jt 71158860 Sda

N

BMW BMW 325i 2001 Hitam Audio/VR18 Pjk + Ban Baru Sgt Terawat Hub:5435431

KIJANG SUPER PU Pmk’87(S)Tuban Pjk/Kir baru Cat/Msn bgs 25jt 71106976 Sda

408020

J.CPT Honda Prestige’86 Ful Audio TV/ DVD/AC/VR Istw 71538004-08175290002

HIACE PU’82 No.AG Hub:Rungkut Kecamatan Dpn Soponyono 72513001

KATANA Th93 GX BiruMet (H-Smrg)AC/ TP/CL/PW STR/RC081233297753/03417023220

407767

PRESTIGE 89 SEMUA NORMAL

408181

408330

NISSAN

N

MOBIL DIJUAL

KIJANG LONG’88/89 Ac/Tp/VR pajak baru 40jt nego jual cpt BU  71510782

408291

GALANT V6’94 AC/Vr/Audio S-Lamongan Terawat Mulus 081330098969

407829

ACCORD’81L AC/RT/VR Msn Enk Hrg 10,5Jt Hub:Meme Dukuh Kupang31/75 81175737

406331

408112

408263

.NEW STREAM 1.7 AT-VTEC/ Hitam ’05/06 An.Sendiri Brng Simpanan Spr Ist 189Jt Hub:081335297888

ACCORD’85AcVrTpPs Kond99% Istw 23,5Jt Delta Pelangi2/72 Deltasari0818313094

D

STARLET 1.3 Coklat’87 AC VR TR CL Kond Bagus H:08165413287 / 72749247

CRV 01Tgn1 DrBr TV/DVD/CD/USB/ VR17/Srvs RcordHonda Trwt S.Pkai03419931977

MALANG

407324

HONDA H.FIT X 08 Hitam Slvr N-Kota KM7Rb Asli A/nSdri CW,Disc,Ban,AkiBaru9010650 406571

H.FIT X 08 Hitam Slvr N-Kota KM7Rb Asli A/nSdri CW,Disc,Ban,AkiBaru9010650 406571

MEGAPRO 2004 Hitam Istimewa Hub0341-7562902/081335838787

(N) 406848

SUPRA X125Th05 Tg1(L)Km26rb KarismaTromolTh03(N)AnSdr Trwt 6,5Jt0817427403 407718

VESPA J Vespa Ps’84 ( N-Kota ) 2Jt Vespa Sprint 771.9 Hub:9176927 408251

BATU

406578

407722

JIMNY KATANA 83/82 Jumbo AC/TP/VR 4x4 Mls 21Jt406247/7007106

KIJANG LSX DISEL Up Th97 Hijau N AC/ TP/VR Brg IstwSkl081.654.262.38 TdkSMS

TRAIL HYOSUNG Des 06 Full Org Spt Baru0341-7703787/0816536409

406842

407752

406850


spesifikasi iklan

18 SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

properti

TAKTIS

Pr

J J J

SURABAYA PUSAT AGEN PROPERTI

R

K.BUNGURAN SblhBCA/PintuMsk Ps.Atom +Rk.JagungSuprapto 4Lt+Ush IsiUlang+TownHouse 2Lt SHM Komp Hotel SuryaIntiPermata Juanda FasLkpBgs 0816502626 407114

KOST

T K K K

UAL RMH BARU BRONGGALAN SAWAH 5A/31B Lt104 Lb85 3Kt 2Km Hub:77771569-081230888893 407598

ual Cepat Karang Asem Indah,2Lt Full,SHM,8x12,5m 5Kt,Grs Fas Lkp088803586585 Tnp Perantara 407828

407830

PERMATA ALAM PERMAI . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 . .

T

408297

OST Drh KedungDoro Km Mandi Dalam(Bed,Lemari)Parkir Mobil Baru dan Bersih 91551000

J

OST PUTRI/KARYAWATI AC KM Dlm Ada Garasi Jl.Flores Sby 71110252/08123231624

407996

J.RMH,BANGUNAN BARU UK:4X10 1,5Lantai  60660800-60501600

408364

RUMAH DIJUAL

RMH PURI JIMBARAN REGENCY Kav.5 Dkt UPN 2Lt SHM 2200W PAM 3Kt 1Kp 3Km 500Jt Ng,Didik 03171881612 / 081331608308 408187

406555

R.RMH Uk:4x10 tingkat Kapas Baru 7/103A arah Suramadu Hub: 3770980

/KONT RMH+GDG Pst Kota Dkt JMP Ry Rajawali T1500 B1000 H.3,75M 100Jt/Th 70977297/0811337297

408184

RMH SemangkaII/14PCI T:47 BLK Tngkt L/T:90 H:225Jt03160499747/ 081553325319

407678

JL RMH 2Lt Lt210m2 SHM 5Kt 3Km Grs 2Mbl PLN Telp PAM Jl.Demak Tmr 6 91588788/085880625858

408358

J/KONT RMH 7kt+2Km Tlp/Pam/Pln Komplit Mojo Gg.5 Buntu No.14G 5932698

407644

408328

ELI RMH Tnp UM,Srvei,Pst Acc Bbs BPHTB-AJ Diangs 120Bln 081553657557 / 031-72565753

J J

408041

GUDANG IKONT EX SHOWROOM Mobil (9x26) Jl.Ngagel 141A Dpn Carrefour 70172469 / 77138772 407085

UAL RMH 2Lt Lbr21xPjg13 SHM Hrg 950Jt Nego Jl.Karang Menjangan 115 5930680 Jalan Kembar 408336

.RMH Baru PenjaringanSari 2G/32 LT/LB324/130 SHGB PLN2200,PAM CckU/Mebel77116171/081230692772 408360

RUMAH DIKONTRAKKAN

RUKO DIJUAL

D

UAL RUKO Jl.Pahlawan 31 LT.101 LB220 2¼ LT SHM PAM 2200W Ada Warnet Hub: 0811311379

IKONT RMH 5Kt,3Km+Wartel Jl.Bratang Binangun I/54 Cck U/ Kntor/ RmhTinggal FulRenov08123264215 408049

DIKONT RUMAH Ngagel Mulyo 9/18 Fas Lengkap 3Kt 1Km Hub:70046455

407051

TOKO DIJUAL

408032

D

TOKO Jl.Penilih LT.±110 2Lt Full Bgn,SHM, Serius Hub:081330543107 / 71772336 408203

IKONTRAKKAN RMH Lt.160M2 Lb.110M2 21Jt/Thn Min 2Thn Baratajaya XX/9 H:0315932319-77718452 408100

RUMAH Gunung Anyar Harapan ZA-22A Uk:5x18,2Kt Hub:72033356 / 8555954

STAND DIJUAL STAND ITC Mega Grosir LT1 Dpn Psr Atom Murah BU  08123207779 408275

408361

SGT MRH 50% Dr NJOP Di GAT 10x20&12x20 Smua Hny120Jt,Pros SHM085231647649

407608

OST Khusus Karyawati/Mahasiswi FasLkp,Bersih,nyaman Jl.BratangWetan 2/6087852112443,0811375966

407979

J.TANAH 10x20M+Bangunan di Jln.Medokan Semampir Indah 16 Hub:085850496712

407448

408094

SEWA KMR U/Pasutri/Karyawan Tenang, Bersih Penj.Sari 2K/20 350/Bln60719358

J

408010

TERIMA KOST Putra Jl.Baratajaya 2 No.16 Hub:5045815 / 71348485 408189

406560

GREEND MENGANTI . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1X25 . .

JUAL/OPERKrdt Rmh Pesona Singosari Indah KK/06 Pojok/HGB LT147081332430005

L.RY KEDUNG COWEK No.207 Luas 1550 SHM 081933010150 408286

DIKONTRAKKAN KANTOR Lokasi Strategis Hub:Bp.Daud 8417443/(031)71107372

408329

SURABAYA SELATAN

RUMAH Minimalis Rungkut Fas Lkp UM Diangsur 7x Angs 1Jtan 70392277/77567602

KOST

T K

407184

RMH Tenggilis Utr VIII/28 1,2M T/B 270/350 7Kt 3Km Hdp Utr Tmr 8434029 / 78113690 407129

CPT RMH Kos 10Km Lt/Lb 153/145 G.Anyar Baru III/59 081703288777,91808008,0818377476

RM KOST,BS HR-AN Nyaman Aman Ac/Non Ac Ada Dpr&Grs,Prbt Lkp: Menanggal 8293769 / 08881338575 407097

OST EX Lk Hr/Mgg/Bln PETRA-A.Yani Ac,S Bed,KmDlm Intrnt,Cc+Ns Pth Free 72070858/08165458582 407131

Kos Pasutri tnp anak krywn/ti ac/non ac km dlm/Luar Lesti 71  5678786

407125

MH GANDENG,Baruk Utara 17 BE9 @Lt210 6Kt,4Km,2Kmp,Grs 4Mbl Hub:0818910910

407920

J J

MH 100% BARU Jl.Lebak Jaya I Utr 6 Uk7,5x18 SHM 3Kt 2Km.Blakang Tingkat FullBangunan91121822

ERUM “PERMATA ANGGUN” T.45/36 Wonoayu UM 1-4Jt SHM S.Bangun, Strgs 70242879 / 70757307

JUAL RUMAH+TANAH 7x30 Sedati II HUb:8673277 TP 407954

J

.RMH 4KT 2KM HGB Grs 2200W Pjk Dpn Pos/Grb Griya Wage Asri II/Ai-2 08165440283 Budi 408087

PM RESIDENCE UM:12x T36,45&Rmh Usaha SHM Galvalum Onegate72684967-71834861 408121

PesonaAlamReg T36 UM1:3Jt Angs 288Rb OnegateWonoayu Sda72150022-77720869 408122

J

.RMH ADA TOKO AdaKos CckBisnis 3Mnt PETRA Jln Lbr BbjBjr Lt426 SHM Jl.Kutisari Sel 4677583039 408236

J Rmh L 20x10 Jl Jagir Sidoresmo 7/78 Sby Pjok Peremtn Hrg Ng08883724240 408252

408235

DIKONT RMH Jl.Gayungsari Tmr Blok MGI No.6 YKP Menanggal 2Lt Prbt Lkp S/Huni

TANAH DIJUAL

J J

407231

MH BARU Dikarang Gayam 42 Uk 6x20 Petok D Fas Lkp Hub:Martono 38150770811341970 407675

TAKTIS Bj

406945

.KAVLING S.Bangun Lok Kwansan-Sedati UM 5Jt Angs 430Rb 8707645 - 72054298 - 70357602 407431

MRH TNH 10x20 Ds.Pagerwojo Utr Stadion Sda Strgs 031-70995088/ 83781395/08123005027 407488

STAND DIKONTRAKKAN Menyewakan Stand Pameran Di Giant A.Yani &DTC 77776789/71836789/ 081330406789 408105

SURABAYA BARAT

D

IKONT APARTEMEN Water Place Tower B/Lt8 3KT Lagoon View Hub:031-60900788/0878.5118.8778

KOST

H T

OMESTAY EXCLUSIVE Ry.Darmo Permai II/18B Hub:7344978-76 407786

ERIMA KOST AC/Non AC KmDalam Dukuh Kupang 31/59 Hub:72420350/ 081357169607

R

MH Lt10x20 SHM Lb150m2 4Kt,1Km PDAM,PLN900Watt Siap Huni Strategis Simorejo B5/23 Hrg 325JtNego Hub:081331778999

407953

407975

PIJAT,CAPEK2 & RELAXASY

CETAK BANNER . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 . .

Hubungi: Dilla 031.70085189

408276

RMH Dukuh Kupang 11/19 Dkt Univ WK 7Kt 2Km 8410935 / 081553311545 TP 408300

RUMAH DIKONTRAKKAN

J D D

UAL RMH BABATAN PILANG M7 SHM UK:8x15M 3KT 2KM Hub: 031.70350172-081230374777 407229

IKONT Perum SambiKerep Indah F2/9 2Kmt Ac Garasi Lgkp Tenang&Nyaman Hub:71987460&08155277997 407511

IKONT RMH Alam Hijau E3/6 Citraland 2Km 2Kt Fas LKp 70617094 / 08121723566

J J J J D

407850

408047

TNH SRTFKT L1600 Ada Bgnan Di DK Ngambar-Bambe-Driyorj H:B.Prapto 7590425/P.Juwandi 70360390 408059

TNH KAV 6x12m Di Kel.Warungunung RT.05 RW.02 H:P.RT/P.Sugeng 71867156/P.Juwandi 70360390 408069

JL TANAH (TP) L.3640m Tengger-Kandangan-Benowo Hub92059599 / 087852237941 408335

D

407654

STAND DIJUAL MURAH STAND Di PTC Luas 20m Ful Renov Bisa Tukar Tambah Mbl/Rmh/Tnh 081357871918/72312098 407116

SURABAYA UTARA RUMAH DIJUAL

J

UAL CPT Rmh Tenggumung Karya Lor 124B L=5x17 175Jt Ng.Cck U/Usaha H:031-3762230-081703692973 408357

RUMAH DIKONTRAKKAN

I T C P

NGIN CETAK Foto/Logo DiMug Hny 10Rb15Rb Hny Bln Juni (www.m2giftshop.com)91873636

408139 401284

PELANGSING . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1 X 25 . . . .

Hilang STNK Yamaha Th.2004 L-4840-BK an.Ari Widodo Jl.Kedung Rukem 4/36 408145

Hilang STNK Honda Th.1990 L-2863-RZ an.Suryanto Hardiono Jl.Undaan Kulon 33 408146

408147

FATLOOS . . . . .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 .. . .

J.CPT RMH LT197m LB75,5m Pojok Boulevard 2Sertifikat,Tlp Rmh Cntk 5456199

407759

RMH BARU Renov DktITN2 SHM LT162 LB85m 145Jt7329664/0811367678/ 081334341826 407763

GRIYA TITAN T60/120m2 New Mnmls TghKota F.Design 320NG9050606/081804572727 407770

J CPT RMH Jl.D/Wenda I Dkt PDAM Lt105 6KT3KM u/Kos2an 081334971122/714328 407798

J CPT Rmh Jl.Kecamatan-Bantaran Lt206 Lb180 3KT SHM Hub475253/0811360349 407816

408068

RMH MEWAHLT850 LB450 FullMarmer/Jati, Gazebo,Pav Tamu,Grsi5Mbl 081333227008 408127

J.RMHFreeDesign T50/150 Dkt Unibraw/ Skrno Htta CggrAym7000892/ 081803810959 406887

DIJUAL RUMAH BARU FINISH

RUMAH BARU FINISHING MALANG. . . . . . . . . . . 1X25 . . . . . . .

LT.467M,LB Lebih separuh Pojok ISTIMEWA 3KT,4KM,2GARASI

Lokasi STRATEGIS. NGADEP 2 ARAH Jl. BESAR/By Pass Kepanjen

08123534716

406983

J CPT Bukit Cemara 7 Pojok Dpn UMM Strgs Lt453 SHM08123215365 407243

CANTIK FasLkp,Kitc.Set,NuansaKayu,BatuAlam&Taman T36/120 95Jt Jl.Palmerah XIX/S-6 VilaGunungBuring08123536258 J RMH Cakalang I/275 L300m2 SHM 300JtNego Hub0341-479253 407250

TNH/SAWAHLT1300 DktUNMUH Dpn Perum Landungsari H.225Rb/m2Ng 081335416863 408256

J TNH Ls:1947m2 SHM Jl.Karang Duren-Pakisaji Hub0341-489416/0818537187 408340

408342

TNH Ls:2239m2 SHM Mondoroko Sel Nego Hub08170507191 408353

JUAL TANAH Di Puri Palma VII/9 Ls98m2 Hub:0341-7062858 / 0817538406 408383

AGEN PROPERTI DIJUAL RUMAH Simp.Krisan 3KT2KM Ls111; Rumah Bukit Dieng 3KT3KM Ls300 Hub324943/08315632070

GUDANG MRH! Gdg1518m&Tnh4656m SHM+Ijin2 CV Lkp Siap Pakai/Industri CptDpt0818507840

408352

408354

DIJUAL/OPRKREDIT RMH Pjk Villa Bukit Tidar TP45 AngsLama 790Rb0341-8497607 408377

RMH T36LT126,170Jt BsKPR Strgs Tirtasani Dpn ITN 2 MLG081334630007/9500095 408386

J.CPT Rmh T36 Full PagarTeralis FasLkp Drh Tidar Villa Estate AF-277733320 408387

RMH MURAHSiapHuni JayaSrani IV 70/10 Swjr2 LT84/85 105Jt5488283/0811368283

DKONT.GUDANG Jl.Ciujung No.1 TghKt Keamanan Bgs,Lstrk,3Fas,2Tlp08123560015 408372

406569

406852

RMH+WORKSHOP 900m2 Cck u/GalanganKayu Atau MiniMarket ParkirLuas Jl.Sonokeling 10,Mlg0811317391

406552

406874

RUKO KAYU Tangan Basuki Rahmat 6C/10 Tengah Kota SHM H:0341-326624/3433816 407305

DJUAL RUKO Dkt Trmnal Arjosari LT82,5m2 LB110m2 H0341-7060242/081803810959

407760

TOKO DIJUAL

J RMH Cakalang I/275 L±200m2 SHM 300JtNego Hub0341-479253

J CPT Tnh SHM diPersada Bhayangkara Singosari L680 Bs Sebagian0341-7314567

407250

401114

J RMH Renov Total diBukit Cemara Tidar H28 Lt87Lb55 135JtNego081334069828

JUAL TNH SHM Ls:254m2 Jl.Gajayana Gg.VI Hub:Sugeng0341-582043/7722603 TP

407252

406217

DIJUAL RMH Baru Tingkat Klayatan III Sukun Malang Hub081333625558

DIJUAL TANAH SHM 795m2 Kav Unibraw JL.Dieng Atas Nego 08113633112

407254

406533

J CPT Rmh PdkMutiara J9/20 2KT1KM SHM Dkt Bdr.AbdSaleh2861567/081334460899

DIJUAL CPTTNH 151m2 Jl.Akordion Selatan Sukarno-Hatta 125JtNego 0816554309

407262

406558

RMH 2Lt Jln Poros Dampit Dkt Dealer Ymh Lt120Lb120 Dak90m R.Utm7x7 Cck u/Bank/Ush7781454

J TNH SiapBangun diAraya Strgs Pjk JalanUtama Cocok u/Homestay/GuestHouse Jl.Ry.Golf Utama 42 Lt1238m2031-60588605

408215

KEDIRI

J

CPT TNH SHM Lt5540m Lok Ds.Banjaran Kec.Pesantren Kediri 031-7887302 / 085850932667 407454

GRESIK J.RMH Jl.Wahidin X/21 Kebomas Gresik SHM T45 3Kt Hub:3972553/083857033277

MOJOKERTO

J

TNH L±4Ha Ds.Madureso Kec.Dawar Blandong Mojokerto 031-70155650 / 08123297127 407668

MRH OPR/KRD Prmh Tgh Kt Ccl771Rb 4,5Th UM Ng Lt114 SHM PjkTng085231647649 407985

Toko Dpn Psr Brangkal Mojokerto Lt.1054m2 Lb.800m2 Hub 085732824099 408149

TUBAN

J

TNH L5629m2 SHM Jl.Ry Babat-Tuban Depan Pangkalan Truck Tuban 03178072567 407666

*JUAL TOKO DI PASAR KLOJEN*

MADURA

Rolling Dor 30Juta Nego08123383883 406854

TEMPAT USAHA LAIN DISEWAKAN KAMAR PRAKTEK Utk Dokter Anak & Kulit Hub:0811313764/ 08885588353

W

IL.STRATEGIS SURAMADU Tanah +Bangunan LT.1383m2&Rumah 2Lt LB.263m2 031.70310747/ 087853174447 408092

406577

SIDOARJO

407242

407246

407664

J.CPT RMHSHM pggr jlbsr Patimura 9 Bangil LT/LB400/500m2800jt 085852207726

407322

RUKO BR 2LtBrigjen Katamso SHM Pmbl I BlnIni DptHrgKhs8168178/088803336770

DIKONT RMH Jl.Letjen S.Parman I/60 Hub0341-408046/087859425252

TANAH DIJUAL

407453

RMH WALET ±26 Sarang Putih Jl.Ry Pasuruan Kraton 741m2/400m2 SHM 03177476919

408234

RUKO & RUMAH T40/50/60/70 Minimalis Tgh Kota Dktkmps Plng Murah disc.Menarik Buktikan!!! H:9606096/9859009

RUMAH DIKONTRAKKAN

DIKONTRAKKAN RUMAH + Garasi Jl.Ranugrati 34B Hub8686555/350838

J J

TNH L645m2 Dpn Bis Cipto Pasuruan SHM(TP)031-77314969 / 081703268619

RUKO DIJUAL 2RUKO Bntk L Lb131m2+124m2 Lok Strgs Jl.Danau Kerinci Ry G6i/177333343-7804300

408394

DKONTRAKN RMHBaru Candi Mendut Utara 2KT 1KM Dpr2Grsi 10Jt/ThNg 081555666349

408051

PASURUAN

407729

408348

J/OPR Krdt Perum Prisma Cluster Kav.19 T45 Lt9x14 Hub9781033/081233500109

J

407255

408152

PESONA WISNUWARDHANA Hunian Exclusive di Lingk.Kampus Lb52Lt114 2KT1KM DP15Jtan 4x BsKPR7553628/6300630

TANAH DIJUAL TNH 152m2 (SHGB) Pojok,Bumi Citra Fajar,SNE-F 53 Sda 65Jt (Nego) 0818577949

TNH ±250m2 SHM,Rmh+Tnh 250/500m SHM Bend. Sigura2 081937950569/ 085755843108

Jual Murah 220jt Rm Tidar Villa Estate Ab18 SHM Lt131/Lb110 4kamar7327005 RAYWHITE DIENG557878 Fredy7565554& 08883456063 BukitDieng P14 SHM Ls300/240m2 4KT3KM(1Km Dlm)1KP,Baru Renov, Bgs, Grs,Nyaman,Dkt ClubHouse, Murah,Cpt **www.properti-malang.com**

408218

408129

RMH SHM 2Lt Sawojajar Jl.Danau Batur G1/D12 Lt121 425JtNg081331646839/081334771863

2

406872

TNH KAV AJBLs108m2 TmrKendedes Sgsri UM5Jt Ang340Rbx36 081334899879/ 8800559

D

RUMAH DIJUAL

D O J

MADIUN

JL RUMAH Taman Pinang F-4 Lt9x21 Full Bgn PDAM Tlp 4Kt 2Km 03160316889 407109

PR/JUAL Perumtas 3 Wonoayu Sda Full Renov Dpn Fasum 70046665/ 081332436665

407831

GRAND BELLAVISTAT30/90 71,250Jt UM1 =5Jt UMdicicil12x Ang587Rb Pdam77070761

ANGGREK GARDEN Ponorogo Hny2JtDptRmh BungaKPR10% Angs36.700/hr 085749519454 407838

LAMONGAN

R

407946

J CPT RMH Dpn Villa Jasmin Sumber Rejo Wonoayu Sda70172255/0818333360 BU

407263

406857

407922

DIJUAL RMH+TokoLT98/LB98 SHM Jl.J.A.Su prapto GgII/8A Claket H:0341-8171152

JUAL CEPAT Murah SHM Tanah L:250m2 Telaga Golf Araya Mlg 240Jt081334459492

J.CPT Rmh Di Urang Agung Sda 6x14 SHM 150Jt Nego Hub:70540165-081230921818

407289

406871

408036

J.CPT RUMAH Pesona Mutiara Tidar AL8 Mlg Pjk LB36 LT115 H: 6311817/2940017

TANAH LT3494m2 Strategis Banjararum Karanglo Hub:0811365083/08883361008

J Rumah P.12m L.5m tingkat Fas 3km Tidur 2Km Mandi AC Hub:081330751182 408119

408058

407310

407264

408123

408362

PONOROGO

407612

.RMH Type40/98 Tmn CandiLoka C3-4 SDA Renov SHM Hrg/Ng08123570671/70692432

JL TANAH Jl.Sekolahan Banjarejo Taman Madiun 640M2 Pgr Tembok Keliling 250Jt081230839225

MH SARANG BURUNG Panen 6Kg Lt2000 Lb700 Ds.Modo Lamongan&Ds Sugihwaras Bojonegoro0818525052 408043

PANDAAN

J

RUMAH Siap Huni Masuk 150m Dari Ry Japanan 15x20 Rp.220Jt 081330650627 407186

JAKARTA

F

X Residence,@real SUDIRMAN Jakarta,Limited Stock Ready Start 800Jtan/US1000 Hub:0818910910 407182

407908

408044

AKLEY FRAME Baca(150)Tas Laptop,Sun Glasses,Sandal,Jeans, Baju, Arjoli, Tas Ransel Laptop,Dompet 150031-71899449 408054

MAWARA HOUSE. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1X25

RUPA-RUPA

407933

LELANG MRH Gudang Jl.Sikatan45 Mdn L890 (890jt)GdungGrts03177460270/ 60648466 408077

408157

MAU PASANG IKLAN??? . . . . . . . . 8319831883198328 . . . . . . 1X25 . .

J J

UAL DACRON TIPIS Untuk Jaket Radcafer harga bersaing Hub:Surya 70583648 / 08121724321

405218

407888

UPITER Peralatan AirMinum Isi Ulang Hub:ITC Mega Grosir LG 50-51 & CITO Mall Lt LS5 No.8 70367999 / 08155267999

B T T B D J J B P

IMBEL MSK P.T Arsitek Sipil In-Ex Desain L.N/D.N Guru Pengalaman 81230776

407748

PENCUCIAN MOBIL&MOTOR HYDROLIS, TABUNG SALJU DLL

HUB: 081330515048 / 70270238

408081

RUPA-RUPA ELEKTRONIK NEW PS SLIM,MC,Stik,Spare Murah Bgt Fantasia Game D.Toba H-49949222/719688

ROMATERAPI SPA Pjt Lulur Gratis Totok Wjh Ion Sbg Rambut Blecing Bdn.Dipanggil H031-81581365 408310

408320

408306

406029

J L H

UAL SARANG SEMUT Dr Papua Utk Mengobati Tumor,Kanker,Jantung Dll03170103457 Jl.SAMUDRA 20 SBy 407224

ANGSING SEHAT ALAMI Turun 3-100Kg Grnsi Dipantau Dokter,H:03177598700-60717500-081553305500 407185

ERBALIS Special Kulit Vitiligo/Belang Jl.Kertajaya 7F No.28 Sby 0315037346 407687

****VEVE CHINESE **** THERAPI KEBUGARAN CALL ME 0 8 1 3 3 2 6 1 7 8 5 8 407956

THERAPY RELAXASY & KEBUGARAN Hub:Matalie 081330200731 No.Sms 408324

THERAPY RELAXASY & KEBUGARAN Hub:Angelina-Lie 081332867707 No SMS 408325

407836

INDOVISION 5000/HrTOP TV2800/hr Fantasia Game D.Toba H4 Swjr9932320/9949222 407837

PARABOLA

SALON/BRIDAL

“CITADEL” ARSITEK & KONTRAKTOR Jujur & Amanah Hub:0341-5151516 408135

407222

BANK

407480

407632

CPT TOKO Ex Tutup Borongan Baju Anak+Dewasa+Patung+Display 70873210 / 0818396238 407626

ELI UANG KERTAS&Coin Lama/Kuno/ Baru Rusak Indonesia-L.N”Java Coin” PTC Supermall LG A8-0670111120 /7390508

407573

408385

SALON/BRIDAL TURUN BB 1/2-2kg/Susut 3-15cm/Dtg Dgn Totok Pelangsingan di Bunda Spa9088225

408178

MESIN/ALAT BERAT DIJUAL KOMPRESOR Masih Baru + Alat Tambal Ban Sepeda Motor H:0341-7766855 406590

JUAL Mesin Bubut BV20 Automatic Feed Bench Lathe081334726950

407732 407561

RUPA-RUPA

407889

*

***DITA SALON**** SPA,LULUR DAN RELAXING HUB:081.703.109.837

407244

Murah&Cepat5410160/081333765370 www.judevagarment.com 407296

MITRA AGUNG METAL ART . . . . . . . . . .1X25 . . . . . . . . . . .

406218

406580

407988

AGEN PERJALANAN

L

BUSANA MUSLIM Pria & Wanita Aneka Motif Grosir/Ecer H9369181/ 087857089005

401607

**GESEK TUNAI & PELUNASAN**

IBURAN KE BALI Yok 17-20juli Murah 350Rb/Org Mkn 5x,Bus AC 1kmr 2 Org 8Tmp Wst-Lily 60975729 407450

PERLU TUNAI? VISA/MASTER BsTarikTunai Jl.LA Sucipto 108-Blimbing(Tempat Ducking BebekGoreng) HariKerja Jam9-3Sore 406592

PINJAMAN TNP Jmnn U/Krywn&Wirash Hub/Sms 081332738324 Wil.Sby,Krian, Mjkt,Mlg

HOTEL/PENGINAPAN PENGINAPAN LINDA AC.5ORb u/Umum; Embong Malang 75D5313745

H

407673

PASURUAN JatiBangkok,Tanam 100ph 5th Tebang Hsl5jt(Sawonggaling162 Sepanjang)7881916 408156

MOJOKERTO

BPKB-EMAS Lsg Cair-Bng Rendah Dana Pratama-A.Yani 1610341-409111

Jl.Candi Panggung Blok I/1 Malang (0341)479814/479836

AGEN PERJALANAN MANAU TRAVEL Mlg-Sby-Batu PP Kijang LGX Sby031-5054213 Mlg0341-556465

** AHLINYA BIKIN KAOS ***

401606

407599

ELUANG BISNIS Mesin Pengering Helm Praktis&Menguntungkan List 150W 20mnt 031-91685088

408371

KERJASAMA

407820

407269

408132

SUNAT,Lser/Trdsnl u/Kshtn SglUmr,Bius Lkal/Ttal Dr Tjan7013065/08125272940 JUAL BOTOL Plastik 500ml 10Rb Pcs ExPabrik Hub:0341-7062858 / 0817538406

408350

PAKAIAN/SEPATU

A.Yani 161B 0341-490551

ATUBARA CURAH Kalori Terjamin u/Dijual Lagi ke Pabrik2 081331963995

KOPI BUBUK Halus Dairi Kwlts Bagus Cck U/Cafe,Restorant,Warkop 081553269888 Jam Krj

ANAKAN KUCING Persia Sertf ICA Pignose Royal Catery: Riverside D114 TP 08159476560

TARIK TUNAI VISA MASTER

407240

CR SUB DIST Susu Saridele+Bee Pollen U/Sby Utr,Sel,Brt Tmr Profit 20%83605678 / 83605656

406873

MENGILANGKAN TATTOO 100% Perfect Tattoo Lama,Baru Dll T:0341-7016112

PENGOBATAN PUSAT PENGOBATAN SHIN SHE . . . . . . .. . .1X25 . . . . . . . ..

Peluang Bisnis Kue Di Denpasar Hasil 24Jt/Bln Mdl 7,5Jt Hub: 081236529932

ARSITEK

MICHAEL SALON . . . . . . . . . . . . . . . . .1 X 25 . . . . . . .

MLG DOGSHOW 27-28Juni09 Ijen Nirwana Residen Pndftaran SmpDgn 26juni09 diPERKIN sel.Indonesia Info0341-6366322

PASANG INDOVISION&OKEVISION Grts Movie &Sport 85Rb/bl LsgPsg451871/ 8620003 408393

ERIMA PEKERJAAN Instalasi & Perbaikan Listrik Hub031-70072446

ASANG DEPO AIR Isi Ulang,Filter Air,Sikat Galon,Cup Sealer.0313712855-70720723-08123123713

407757

OBRAL CUCI GDGMon14”=100Rb CPU P3=350Rb Dll ANTACOM Simp.Gajayana611 9330307 408379

TRM Lgn+IklnJP+SbrBrosur Ke3200 Plgn JP SbySel+Tmr Parlin71029965-8791987

407120

OKO”LANCAR”Jual-Bl SglMcm Mebel Bekas(Lmari,Kusen Jati Dll)Bratang Wetan 6077399744-70860034

ANACOM BLIMonRsk100Rb CPULma 30Rb/CPU P3=75 TV,Klks Kran=1500 466635/ 7803229 BARU & MURAH AXIO=4125(272) ION DUAL =4,4(291) ACER DUAL=5250(330) H8170807

A OBAT TELAT BULAN . . . . . . . . . KH.AGUS SALIM . . . . . . . . 1X25 . .

MALANG KOMPUTER

408288

408272

405309

408089

INGIN USAHA PENCUCIAN MOBIL. . . . . . . . . . . . . . .1X25

TAMAN PENITIPAN . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 . .

404169

407463

ONNY HOTEL AC/TV/W.Heater Brkfst Taxi24Jam TrvlAgen Laundry CafeShop Strgs PstKota PrkrLuas5046432/ 5044939

408193

UAL CEPAT Divider Jati Kualitas Bgs,Sofa Bsr 311,Mj Mkn S.Bed Pindh Rmh 8414011

INGIN USAHA

OBAT MATA SUPER . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 . . .

M S

AHATMA GUEST HOUSE Trm Sewa Hr-an Ac,Tv,Km Dlm Welcome Drink,Breakfast 3895971 / 60547854

AGUAFRESH . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25

408195

406869

RMH BR Mnmls LT65/130 di Latimojong Bwh SHM Fas Lkp H:8168178/088803336770

DIKONT Griya Permata Hijau U-8 Sda 2Lt 4Kt 2Km 5jt/th bs nego yg nawar 4jt/th kembali yg minat  77461349

H.ABD.Rachman Pengrajin Topi SD SMP SMA Hrg Termurah H:8911568-72088659 Gdn

407176

408192

RUMAH + KOST2AN LB300 LT162m2 383Jt NEGO Daerah Dieng BU Cepat 0818318988

407758

RUMAH DIKONTRAKKAN

407817

SHM Pondok Mutiara BQ-21 Fullrenov 3Kt2Km Lt/Lb=120/10871941039

Mmbuat CincinLiontin Dr MonePerak,NtrlSafirMirahJamrud DTC Lt2A/5271145588

403606

407209

MENGATASI INSOMANIA CAPEK2 DLL Hub: BELLA 0 8 1 2 3 0 7 9 9 7 6 6

406856

407736

BU HARI INI,RMH BR T40/70 di Dwdr Dlm SHM Fas Lkp0341-8168178/088803336770

406876

408314

402718

RM PSNN Partisi Isi Ulang Air Minum Brbgai Mdel 031-70988095/ 08175004270/081357022199

FAHIRAH THERAPY KEBUGARAN & REFLEXI Tenaga Profesional 087851709059 NO SMS

406847

RAYWHITEDIENG557878Fredy7565554 BS.Riadi119 Ls78/100 2KT1KM CckU/Ush 330Jt

SHM Hrg 270JtNego 0878.5982.1975

DIJUAL TANAH BerSHM 11x17m Jl.Subali Jalur2 Sawojajar2 Mlg Hub087859394825

J CPT Tnh Tepi Jln.Nongkojajar-Bromo Cck Hotel View Bgs L6000081937716056

408086

PENJERNIH AIR

408126

J RMH Br Renov 2Lt SHM Lt135Lb170 Grs 4KT2KM Simp.Dirgantara I A2-4722723

407932

407723

RMH+TNH Luas:1340m2

407292

407737

408296

LINDA THERAPY KEBUGARAN

406846

407723

TNH 1KAV SHM Samping Terminal Tlogowaru 10x13,5m 35Jt Hub0341-8627040

Jl.Danau Paniai Raya H3C32 Pojok Strategis 2Lt SHM Hubungi:085.233.134.414

ETAK Stiker,Brosur,Krt Nama,Spanduk Dos Full Colour Hrg Murah 70900736 / 0818300766

HILANG STNK PANTHER’96 L-7366-NW a/n.Iwan Kusuma Hub:70758013 Arifin

AND RELAXASI DLL 081332335288

406845

RMH Jl.Besi No.1 Pjk Dpn Pgr Tmn2Sisi, T133m2 SHM 300JtNg 3KT2KM9955175/ 081805051451

407717

TNH 1KAV SHM Samping Terminal Tlogomas 10x13,5m 35Jt Hub0341-8627040

407232

408219

399416

407726

RIMA ONGKOS CETAK 64x47 FC Cpt, Mrh,Cetak Brosur,Poster, Buku, Mjlah, kalender 2010031-70156959-70475803

ALING MURAH CETAK MAJALAH / Buku, Kartu Undangan, Doos. 81451450-91179940

Hilang STNK Honda Th.1996 L-3945-QJ an.Abdul Samad Jl. Wonosari Lor 8-E/15

PENGOBATAN

JCpt Jl.Ciamis10 Lt252Lb180 5KT3KM SHM IMB 200m dr Matos 525Jt081331717508

407460

KAV RIVERSIDE 9x17m2 Strategis 155Jt Bs TT Mbl 0816556232

MH Jl.Donokerto Baru B No.24 Surabaya Ada PAM,PLN,Tlp Berminat 3769582

J O 406964

408120

Hlg STNK Hnd GL Max 97 L2354MS an Djamin da.Sidosermo 4 Gg 15 Blok F/4 Sby

OBAT MATA . . . . . . . . . . . . JL.JOYOBOYO 70 . . . . . . . .1X25 . .

406677

OPR KRDT Rmh Lt60 FulBang PrmPermata Reg Ngijo-KrgPloso9749604/ 081554067769

407248

IKONT 6TH Gdg Ry.Bringkang Menganti Lt2000 Lb600 & Dikont Tnh L4000 Weringin Anom 77116606

407720

T

408331

BUMI KAVLING INDAH. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 1X25

MURAH Sound,Spkr,Mixer Power Equaliser,Kompresor Crossv Lkp Box,Ma Bardy 55Jt081703155550

407965

Y P

RMH BARU SHM 149m2 Jl.Kendedes 3/2 Singosari Malang 081330330763

406877

TNH Petok D L±1300m2 Di Jl.Buntar Cck U/Ush Klm Pncing/Rmh Kos H:P.Sakur/ P.Djuwandi77552760

R

406588

J.RMH Lesanpuro GgII Pjk Jlan LT/LB 105 Keramik 95Jt SHM 081334802818 NEGO

ual Tnh+Rmh+Toko SHm Lt3124m2 @225Rb/m2 Nego Lok Strategis Pinggir Jalan Raya Munggu Gianti-Benjeng Gresik Hub031-8923257/081.331489848

J

J/KONT RMH Di Perum Araya PBI Beserta Perabot Rmh Hub:0812.3039.6365

408268

TANAH DIJUAL

RMH MEWAH Lt400Lb250 W.Htr Grs4Mbl SHM 5KT1KP3KM Lkp S.Hatta 1,25MNg 418879/0818380403

407312

NH SHM Lt2880m2 Ry Dr.Wahidin 10 Ng Lawang Malang,1,8Jt/m2 085230297989

407912

408214

BERBAGAI MACAM PENYAKIT BERAT. . . . . . . . . . . . . . . . . 1X25

Hlg STNK Supra Fit An.Rachmad nurhaidi L5459BJ Jl.Sidoyoso Kali Selatan 14

URAH BERKWLTS11,14,18,21,28,3499Jt Jamin Air Tangki & Sumber Sndiri H:0318295355/0817300776

IJUAL RMH Menganti Satelit Tp.90/LT128 H:95jt Renov Pgr Kll 3Kt 1Km 77170685 / 087852592007

KAV GARAHA DEWATA2 SHM 498m2 Rmh 2Lt Jl.Cengger Ayam 1A/32 081.334.372.218

408311

J.CPT Rmh Lt:101,5 Full Bgn Tkt Palem Nirwana D4/19 Blk Maspion II H=110Jt Nego 91503143-71331344-081395566308

Darmo Permai Selatan 19/10 7312805

407945

T M

D J

407315

407294

L CPTRmh Bluru Permai AA/14 (160Jt)Ng. Strgs&JAuh Dr Lumpur. Minat!H:031-3762230-081703692973

PENGUSIR TIKUS SONIC 40RIBU

PERCETAKAN

HLNG STNK GL160D’06 W2876DJ a/n Djukrianto Ds.Slempit RT22/ Kedamaian Grsk

STNK SHOGUN’03 a/n Dyah Kuncarwaning Tyas Nopol L2502YZ Jl.Banyu Urip 175Sby

407961

J.TNH SHM Luas 914m2 DpnKmps 2 ITN Mlg TasikMadu Cck u/ Ruko08123215684 TP

J

barang & jasa 408197

408160

J.RMH Puri Menganti Indah A1/9 SHM LB54m2 LT120m2 125jt nego 03171265870

408363

407200

MENGATASI INSOMANIA CAPEK2 DLL Hub: ANITA 0 3 1 - 7 8 2 3 9 0 0 4

Hilang STNK Yamaha’07 L-4461-RN an.Anna Asjatmiko Jl.Dinoyo Sekolahan 4/11

406585 407407

407738

JUAL CPT RMH Lt121,5m2 SHM PLN PDAM TLP Di Pondok Benowo Indah Hub:7402586

408006

408144

J.RMH BR Dkt Soekarno-Hatta T45 Free Design H:0341-9150068/08123392875

AGEN PROPERTI

APARTEMEN

CPT RMH SHM Lt112 2Lt Perum Tmn Surya Agung i2/1 Wage Tmn Sda 085850932667 / 7887302

STNK SPD MTR Suzuki L-5134-CA Hilang Hub:0816509396 Rkt Asri Tgh IV/26

Hilang STNK Yamaha Th.2006 L- 2280-QJ an.Hasan Jl.Kebondalem 5/22 Sby

406574

408057

RUMAH DIJUAL

.MRH RMH Lt90m2+Prbt/Renov/SHM Perum TRIDASA WINDU ASRI H-2 Buduran 8287112 / 081357834621

J.RMH Sawojajar ZonaNeighborhood NA-35 LT198/45 225JtNg08165407352/5488283

408052

RUMAH DIJUAL

407169

406573

RMH SHM Rungkut Jl.Penjaringansari I12/26 Bs U/Ush Lt318 Lb200 List 2200W 0818525052

408332

RUMAH DIJUAL

406568

DIJUAL RMH LT316 LB6,5x15 SHM Jl.Terusan Agus Salim Batu H:0341-9700610

407981

KANTOR DIKONTRAKKAN

OST Hran:175Rb/Blnan:1,5Jt Fas Htl Gaya Bali Pondok Sukawati Jl.Mulyo sari BPD C-31 5927565-081330345555

407958

407395

407615

TANAH DIJUAL

KOST

HLNG STNK Spd Motor B5144U A/n PT.Zhong HAi Hub:Yuharso081231193972/ 7490109

J.RMH Trs.WiriagaF14Bunul LT8x14 LB200 3KTBwh3KTAts,2KM Carpot275Jt5447818

408301

407986

HLNG STNK N-4847-VI An Ririn Umiati;Ngemplak Pandaan Hub:081615120763

J.RMH LT2 Kost2an 8KT,Full-Bgn,SHM 120m2, H.225jt PUTAT JAYA  91745445

DIKONT RMH Jl.Gy.Sari Barat 9/2 DEkat Masjid AL-Akbar 8286627 Bp.Muryadi

SURABAYA TIMUR

J J J R R R

JL/KONT RMH Hak Mlk T45 Pjk Lt123m2 Prbt Lkp Puri Surya Jaya A2 No.55 0818337157

408217

J CPT TNH SHM 371m2 Hdp Sel Sutorejo Tgh XIV/38 Hub:77681948 / 83244673

K

406543

407911

* RUMAH BARU LUX * Daerah Dieng Ls300m2 SHM Hub: 0341-7011717/ 08125292088

407731

J CPT RMH Gadang Reg P3/8,Mlg L155m2 Pjk Strgs Hgr Dibwh Psr 031-72592630

407283

ELTA MARINA 58 Waru 135/96 3KT 2KM Fas Lkp Hdp Sel,SiapHuni 350Jt Ng 08123567357 / 08111660258

407270

RUMAH+2TOKO Jl.Embong Arab 31 SHM Ls:200m2 Rp.2,5M Nego368242/ 0817865005

RUMAH DIJUAL 406404

407680

407311

407297

DJL CPT Rmh+Tnh LT231m2 PondokMutiara Singosari H5-7,80JtNg08123203274/ 0317314433

J KAV/RMH Prm Kebraon Type 36,38,45 Hrg 140Jt-An 83765556 / 77221469

J P

TRIMA KOS KRYWTI/PASANGAN BARU K.Md Dlm Dinoyo&Sbersari08568261078/ 8138808

407052

B D D

J.TNH Ls.3860M2 SHM DiPujon (Sblah Timur) Malang Hrg200Rb/M Nego03171346071

407317

E ALAMUDAResd Strgs & New Wiyung UM:20% Bs DiAngs KPR Bng7% 72689495,70200779, 08123492500

407409

U TNH+RMH Cck Ush Home Industri Gdgn Seruni Lt360 Lb60 SHM 600Rb/m 70977297 / 0811337297

RUMAH DIKONTRAKKAN

IKONT RMH1,5LT 3Kt (AC+Prabot) PAM, TLP,PLN3500,1Km Grs Jl.Ngagel Mulyo 8/125046046/081330521133

407148

. RMH Griya Kebraon Tgh Q/7 9x23 Ful Bgn 6KT 3KM Grs RTRK RM SHM Hub: 70906095/0811311379

KONT Rungkut Asri Tengah 20/15 3Kt 2Km yg tawar 3th @8jt Hub:081219706767

D

ISEWAKAN MURAHTmpt Ush Cafe Ada 4Kt 2Km Prkr Luas Jl.Babatan 23 SBY Hub:77002288-08197999111

K

KOST

J J D

J.CPT RMH Lt135Lb90 FullRenov DktJlrMA Jl.Jembawan2 4b No26 350JtNG5478918

*JUAL RUMAH SHM(TLOGOMAS)*Tanpa Perantara TanpaSMS553081/ 081334719547 NEGO

Krywn/i PASUTRI FasLkp,KmDlm,Prkr Luas.Jl.Gandaria45,RyLansep Msk Jl.Anggur 406021

408110

TEMPAT USAHA LAIN

D

MALANG

RMH SHM Lt5x21 Lb4,5x7 100Jt Ng Pesapen Sumur Welut Lakarsantri 83190868 / 081331422255

408039

.RMH HRG NJOP310jt Lt223 Ful Bangunan Jl.Ngagel Dadi 1J/1 Hub72722324081231280509-78199938

407146

407239

407967

408309

J

TNH KAV SHM Lt6x12 BsKrd/Cash Kedinding Lor Gg.Lantana 79 Drh Suramadu77500499/081330003829

407397

“GRIYA TAMAN SARI” Waru KOTA Cuma 120Jtan Kav Tbtas T36 :70596418-70696692

DIJUAL CEPAT Tnp Perantara Rmh Maspati Gg.V/15 Ls:6x10 Lt2 PDAM031-3723832

J

407939

TANAH DIJUAL

407237

RMH BLIMBING 1/21 PndkCandra,4KT2KM PLN PAM Tlp 08175169372,70533938 475jt

408009

J

SUMPUT ASRI DRIYOREJO . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .1X25 . . .

UMAH UK:15X20M SHM,3Kt,2Km, PLN,PDAM,Telp.Jl.jeruk V/26 Wage Aloha Hub031-5923695

NH DJL Jl.Gunung Anyar Jaya Gg I BLD1 Lt8,5x23 S.Bangun 70971801 / 78435777

OST Ry Diponegoro Area(Baru)Parkir Dalam/K.Mandi Dalam(Shower)70916338/0811333800

D

407205

R R

407957

407150

J D B

PRM Sukodono Lt90 Full Bgn Mrmer& Krmik,Grs 2KT 2KM 175Jt NEgo H:83854099

.CPT RMH SHM Panjang Jiwo 2LT 96M 6KT,2KM 290JtNg Hub:P.Choirul081615335544 Tanpa Perantara 2

JUAL RMH 2Lantai Semampir Barat 3/1,SHM 10x20m Hrg 700jt nego Hub: 5043084

RM KOST Harian/Blnan Jl.Jawa No.22 Fasilitas Lengkap 5044570

UMAH 2LANTAI SHM Lt/Lb148m2 Jl.Wonocolo Pabrik Kulit 87 Sby91179870-081230577248

SUMBER HIDUP SEDOT WC/TINJA hub:(0321)324494-324495 Mojokerto 404328

JOMBANG

PEMBERITAHUAN Hlg STNK Mtr’04,Wrn Htm N-5594-EZ an.Sugeng ,Bongangan Rt08/05 Pakis 407963

Hlg STNK Hnd Gl Pro’98 N-3263-ES Ats an Miskan Ds Sidomulyo03/05 Batu

407347

OBAT TELAT BULAN . . . . . . . . . JOMBANG . . . . . . . . . . .1X25 . . .

SPEKTAKULER WWW.KARTUSUKSES.TK . . . . . .. 1X25 . . . . . .. . . .

408158

Hlg STNK Mtr Yamaha N-6812-FB an Samsul Arifin,Ds Gampingan 01/01 Pagak 408253

HEWAN PIARAAN

399347

DIJUAL ANJING GOLDEN Umur 2Bln STB+Vaksin Hub: 085933 / 0341-7010485

OTEL ORCHID 125Rb/Malam AC TV Springbed Breakfast 5Mnt Dr Psr Atom Jl.Bongkaran 49 3550211

DIJUAL ANJING GOLDEN Umur 2Bln STB +Vaksin H 0859 3310 6000 / 0341-7010485

407469

406594

406594

Hlg STNK Honda’04 N-4198-ES an Lilik Muhayati Ningsih,Ds Amplgdng09/04 Pks

398987

408270

Hlg STNK Mtr Suzuki’08 N-4658-FM an.Tutik Fatimah,Sb Manjing Wt 408277

407455

RUMAH MUKENA DAN BUSANA Muslim Anak Cari Agen Bisa Retur H:0878.5999.2899 407833

BATU JRmh Jl.Rusman Punten Batu. Status Akte Jual Bl Lt200m2 Lb150m208125273681 408151


C M Y K

19

PERINGKAT TENIS DUNIA (10 BESAR)

SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

Putri 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10)

HARIAN SURYA

Dinara Safina (Rusia) Serena Williams (AS) Venus Williams (AS) Elena Dementieva (Rusia) Svetlana Kuznetsova (Rusia) Jelena Jankovic (Serbia) Vera Zvonareva (Rusia) Victoria Azarenka (Belarus) Caroline Wozniacki (Denmark) Nadia Petrova (Rusia)

9801 poin 8158 7217 6591 6191 6100 5360 4746 4680 3520

Putra 1. (1) Rafael Nadal (Spanyol) 12735 poin 2. (2) Roger Federer (Swiss) 10620 3. (3) Andy Murray (Inggris) 9230 4. (4) Novak Djokovic (Serbia) 7860 5. (5) Juan Martin del Potro (Argentina) 5730 6. (6) Andy Roddick (AS) 4310 7. (7) Gilles Simon (Prancis) 3970 8. (8) Fernando Verdasco (Spanyol) 3620 9. (9) Jo-Wilfried Tsonga (Prancis) 3510 10. (10) Fernando Gonzalez (Chili) 3165 *Tanda dalam kurung menunjukkan posisi sebelumnya.

Tiga Peselam Jawa Timur ke Pelatnas

Baseball Indonesia Bidik Juara JAKARTA - Tim Baseball Indonesia ditargetkan merebut juara di kejuaraan Litle League Asia Pasific Baseball (LLAPB) yang akan digelar di Lapangan Baseball Gelora Bung Karno Jakarta, 23 hingga 28 Juni mendatang. Ketua Panitia LLAPB, Nugraha Sugandi mengatakan, kejuaraan yang diikuti tuan rumah Indonesia, Vietnam, Commonwealth Nort Mariana Island (CNMI), Guam, Filipina, dan Hongkong ini akan mempertandingkan empat kelompok umur (KU) yang terdiri dari KU I usia 9-11 tahun, KU II 13-14 tahun, KU III 15-16 tahun dan KU IV usia 17-18 tahun. “Di kelompok usia 9-11 tahun, Indonesia ditarget juara, begitu juga dengan kelompok atasnya, kami harapkan tuan rumah Indonesia bisa mempersembahkan gelar juara,” kata Nugraha di Lapangan Baseball Gelora Bung Karno Jakarta, kemarin. Diakui Nugraha, KU 13-14 tahun saingan terberat Indonesia datang dari Filipina, sementara KU 15-16 tahun, Indonesia diperkirakan akan mendapat perlawanan sengit dari CNMI. “Guam yang merupakan jajahan AS, bakal menjadi saingan terberat Indonesia di kelompok 17-18 tahun,” jelasnya. Keikutsertaan Indonesia di kejuaraan LLAPB ini dikatakan Nugraha sejak 1985. “Hanya saja saat itu negara peserta belum sebanyak sekarang. Selain itu, Indonesia juga pernah ditunjuk menjadi tuan rumah LLAPB pada 2006,” katanya. Meski diikuti enam negara, LLAPB 2009 diakui Nugraha diikuti 20 tim. “Indonesia akan menurunkan beberapa tim. Dari Jakarta dua tim, Bandung dan Surabaya masing-masing satu tim,” ujarnya. Juara di tiap KU akan mengikuti babak seri kejuaraan dunia baseball. ■ oro

SURABAYA – SURYA Sukses Jatim merebut juara umum dalam kejuaraan nasional (Kejurnas) selam 2009 di Jakarta, 17-19 Juni lalu, membuat peselam-peselam Jatim diperhitungkan. Pricilia, Andrian dan Angelina dipastikan masuk ke pemusatan latihan nasional (Pelatnas) SEA Games XXV/2009. Ketiga peselam Jatim tersebut tampil bagus dalam Kejurnas yang juga dijadikan sebagai ajang seleksi atlet untuk SEA Games. Angelina meraih tiga emas, Pricilia dua emas dan Andrian satu emas. “Melihat catatan prestasinya, tiga peselam itu pasti ke Pelatnas. Saya juga sudah dengar dari PB POSSI. Rencananya ada lima peselam yang nanti dipanggil untuk memperkuat tim Indonesia. Sisanya kemungkinan berasal dari DKI,” sebut Erlangga Satriagung, Ketua Pengprov POSSI (Persatuan Olahraga Selam Seluruh Indonesia) Jatim di sela-sela rapat pengurus, Senin (22/6). Dalam SEA Games di Laos, Desember nanti, PB POSSI menargetkan membawa pulang dua emas. Target tersebut dinilai Erlangga cukup berat. Tetapi, peselam-peselam yang dimiliki Indonesia diharapkan mampu menenuhi target tersebut. Erlangga mengingatkan, sukses merebut juara umum di Kejurnas jangan membuat atlet lengah. Pasalnya, event Kejurnas untuk nomor OBA (Orientasi Bawah Air) akan digelar Agustus di Pantai Bunaken, Manado. “Kita siapkan 10 atau 11 atlet khusus di nomor laut. Lima di antaranya untuk atlet Puslatda dan sisanya atlet nonpuslatda,” ucap Erlangga. ■ fat

ap

MELAJU - Maria Sharapova melaju ke babak kedua Wimbledon setelah menundukkan petenis Ukraina Viktoriya Kutuzova 7-5, 6-4, Senin (22/6).

Federer-Sharapova Mulus James Blake Petenis Unggulan yang Tumbang WIMBLEDON – SURYA UNGGULAN kedua tunggal putra Roger Federer mendapat kehormatan tampil perdana di lapangan utama untuk mengawali Wimbledon 2009, Senin (22/6). ap

Valentino Rossi

Valentino Rossi Incar Kemenangan Ke-100 ASSEN – SURYA Juara bertahan MotoGP Valentino Rossi mengincar kemenangan ke-100 sepanjang kariernya saat tampil di GP Belanda di Sirkuit Assen, Minggu (28/6). Tekad itu diletupkan untuk menyamai rekor milik pembalap legendaris asal Italia, Giacomo Agostini. Bagi Rossi, jika kemenangan ke-100 itu mampu diukir di Assen akan sangat istimewa. Ini karena, Assen adalah satu-satunya sirkuit tersisa dari balapan motor musim pertama yang dimulai 1949 silam. Kemenangan terakhir dicatat Rossi di GP Catalunya, dua pekan silam. Itu adalah kemenangan kedua Rossi musim ini dan menempatkannya di puncak klasemen sementara jelang seri ketujuh, bersama Jorge Lorenzo dan Casey Stoner yang samasama mengantongi 106 poin. Dengan menang di GP Belanda nanti, berarti Rossi ada di tempat yang sama dengan Agostini, pembalap Italia yang terkenal bersama tim MV Agusta, dengan merebut 100 balapan. Saat ini, Rossi sudah 99 kali memenangi balapan, baik itu di kelas 125cc, 250cc, 500cc, maupun MotoGP. Sepanjang kariernya, Rossi telah enam kali memenangi Assen di tiga kelas, dan empat kali ketika tampil di MotoGP meski tahun lalu dia terpuruk dan finis di tempat ke-11. Setahun

PAGE 19

sebelumnya, 2007, dia memenangi GP Belanda dengan sensasional yaitu membalap dari posisi 11. “Assen sirkuit sangat spesial bagi seluruh pembalap dan tempat menyenangkan untuk mengendarai motor MotoGP meski sebenarnya jauh lebih baik saat layoutnya belum diubah,” ungkap Rossi, Senin (22/6). “Tahun lalu (Assen) menjadi titik terburuk saya sepanjang musim. Saat ini saya ingin memperbaikinya.” Rossi mengakui persaingan kali ini benar-benar berat sehingga tidak bisa bersantai setiap kali balapan dimulai. “Saya harus menang lagi agar kembali memimpin klasemen, jalannya masih panjang dan saya harus terus konsisten,” lanjutnya. Dengan empat balapan dalam lima minggu ke depan, tim manajer Rossi, Davide Brivio sadar kalau kejuaraan kali ini akan memasuki fase paling penting. “Setelah balapan hebat di Barcelona (GP Catalunya), kami bersemangat kembali ke trek dan menantikan apa yang akan terjadi,” katanya. “Semoga informasi yang kami kumpulkan akan berguna sepanjang seri-seri ke depan karena sekarang kami memasuki periode sibuk dengan adanya empat balapan dalam lima minggu.” ■ mot/van

Petenis asal Swiss itu tak menyianyiakan kesempatan tersebut dengan melibas petenis Taiwan Lee Yen hsun 7-5, 6-3, 6-2 dalam waktu 105 menit di babak pertama. Federer, yang membidik gelar Wimbledon keenamnya, kali ini difavoritkan memecahkan rekor merebut gelar grand slam ke-15 mengungguli petenis legendaris AS, Pete Sampras. Banyak kalangan yakin, Federer bisa menggapai gelar grand slamnya yang ke15 di Wimbledon setelah rival beratnya, juara bertahan sekaligus unggulan pertama Rafael Nadal mundur. “Saya pikir hari ini (kemarin) saya bermain bagus. Perasaan luar biasa bisa memenangi Prancis Terbuka karena saya selalu menekan diri sendiri untuk memenangkannya, tapi tekanan di sini tentunya jauh lebih ringan,” tegas Federer. Selanjutnya, Federer akan berhadapan dengan petenis Spanyol Guillermo Garcia Lopez, yang melaju ke babak kedua, setelah menundukkan Agustin

Calleri 6-2, 6-3, 6-2. Sementara itu, kejutan hari pertama Wimbledon kali ini adalah terkaparnya unggulan ke-17 James Blake di tangan petenis nonunggulan asal italia Andreas Seppi 7-5, 6-4, 7-6 (5) di babak pertama. Petenis AS ini adalah petenis unggulan yang tersingkir pertama kali dari turnamen grand slam lapangan rumput tersebut. Di bagian putri, mantan petenis nomor satu dunia Maria Sharapova melaju ke babak kedua meski harus bertarung ketat dengan petenis Ukraina Viktoriya Kutuzova. Bermain buruk, Sharapova akhirnya menang 7-5, 6-4 dalam waktu 102 menit di lapangan 1. “Sangat menyenangkan setelah tak bermain dalam waktu lama. Berada di lapangan 1 Wimbledon benar-benar sulit dipercaya dan saya bahagia bisa menang atas lawan yang bagus,” kata Sharapova usai pertandingan. Sharapova absen sekitar sembilan bulan gara-gara cedera bahu. “Dia be-

nar-benar agresif dan saya berusaha bertahan.” Di babak kedua, petenis Rusia ini ditunggu petenis Argentina Gisela Dulko yang menyingkirkan Stephanie Foretz 6-3, 7-5. Langkah Sharapova, yang kali ini menempati unggulan ke-24, diikuti petenis cantik lainnya Daniela Hantuchova yang mengalahkan harapan Inggris Laura Robson. Kehilangan set pertama, Hantuchova balik unggul untuk menang 3-6, 6-4, 6-2. Di babak selanjutnya, petenis Slowakia ini akan berhadapan dengan petenis China Zheng Jie yang mengalahkan Kristina Barrois 7-6 (2), 7-6 (4). ■ ap/bbc/van

Pemanah Bojonegoro Tampil di Serbia BOJONEGORO – SURYA Dua atlet panahan asal Bojonegoro, IGN Praditya Jati dan Novia Nureni akan ambil bagian di kejuaraan panahan antarmahasiswa, Universiade di Serbia, 6-12 Juli mendatang. “Keduanya mewakili Indonesia, bersama empat atlet panahan lainnya asal Surabaya dan Jakarta,” kata Ketua Pengcab Perpani Bojonegoro, I Nyoman Budhiana, Senin (22/6). Dalam kejuaraan Universiade tersebut, Indonesia mengirimkan enam pemanah, masing-masing tiga putra dan tiga putri. Kejuaraan panahan di Serbia itu, lanjutnya, merupakan ajang kejuaraan panahan yang diikuti seluruh atlet panahan level dunia, di antaranya pemanah asal China, Korea, Italia, dan India, yang selama ini dikenal memiliki reputasi kelas dunia. “Kejuaraan dunia ini merupakan ajang berat bagi Praditya dan Novia, karena harus bersaing dengan pemanah kelas dunia. Itu sebabnya, Praditya dan Novia harus kerja keras,” kata Nyoman. Pada bagian lain Nyoman menyebut peluang lebih besar dimiliki di nomor compound. Sedang untuk nomor recurve peluangnya sangat kecil, sebab para atlet panahan yang ikut dikejuaraan itu, semuanya kaliber dunia. “Karena menyangkut teknis, saya sulit menjelaskan, beratnya atlet Indonesia termasuk Bojonegoro di kelas recurve,” katanya menerangkan. Tetapi, untuk nomor compound, target bagi atlet panahan asal Bojonegoro itu paling tidak menembus semifinal. “Ajang kejuaraan di Serbia ini, bisa menjadi pengalaman berharga bagi dua atlet asal Bojonegoro, dan atlet lainnya yang mewakili Indonesia,” imbuh Nyoman. Dijadwalkan, Praditya dan Novia berangkat ke Jakarta, 4 Juli untuk bergabung dengan empat pemanah lainnya. ■ ant

HASIL BABAK PERTAMA, SENIN (22/6) TUNGGAL PUTRI Maria Sharapova (24-Rusia) vs Viktoriya Kutuzova (Ukraina) 7-5 6-4. Zheng Jie (14-China) vs Kristina Barrois (Jerman) 7-6(2) 7-6(4). Regina Kulikova (Rusia) vs Karolina Sprem (Kroasia) 4-6 7-5 6-3. Daniela Hantuchova (Slovakia) vs Laura Robson (Inggris) 3-6 6-4 6-2. Sania Mirza (India) vs Anna-Lena Groenefeld (Jerman) 6-2 2-6 6-2. Sorana Cirstea (28-Rumania) vs Edina Gallovits (Rumania) 7-5 6-1. Alisa Kleybanova (27-Rusia) vs Sesil Karatantcheva (Kazakhstan) 6-2 7-5. Gisela Dulko (Argentina) vs Stephanie Foretz (France) 6-3 7-5. Anastasia Pavlyuchenkova (31Rusia) vs Petra Cetkovska (Rep Cheko) 6-2 6-2.

Rita Subowo Minta Raih Dwi Sukses Tuan Rumah Panahan Junior Asia JAKARTA - SURYA Ketua Umum KONI/KOI, Rita Subowo berharap penyelenggaraan Kejuaraan Panahan Junior Asia ke-16 di Lapangan Renon, Bali, 15 hingga 21 November mendatang harus profesional sesuai dengan regulasi dari Asian Archery Federation (AAF). Kejuaraan ini merupakan ajang paling penting bagi atlet junior untuk mengasah prestasi. “Ini sejarah. Untuk pertama kalinya kita ditunjuk sebagai tuan rumah. Saya berharap kita harus bisa meraih dwi sukses. Sebagai penyelenggara dan dari sisi prestasi,” kata Rita Subowo saat menerima delegasi Pengurus Besar Persatuan Panahan Seluruh Indonesia (PB Perpani) di Gedung KONI/ KOI Senayan, Jakarta, Senin (22/6).

Rita Subowo juga meminta kepada atlet junior agar mengukir prestasi di ajang yang juga merupakan babak kualifikasi Youth Olympic Games di Singapura 2010. “Kami berharap lebih banyak atlet panahan yang lolos ke Youth Olympic Games. Selain itu, sasaran utama kami pada Olimpiade London 2012 lebih banyak atlet kita yang lolos kualifikasi. Target kami sekitar 50 pemanah tampil di London,” paparnya. Menyinggung persiapan event tersebut, Bendahara PB Perpani, Didi Affandi mengatakan, pihaknya membutuhkan dana sekitar Rp 3 miliar. “Sumber dana itu kami harapkan bantuan Pemerintah, Departemen Kebudayaan dan Pariwisata (Budpar), Indosat, serta KONI/KOI,” tutur Didi.

Namun demikian, dikatakan Didi, pihaknya juga berharap bantuan dari pihak swasta. “Dana yang dibutuhkan memang cukup besar. Ini adalah kesempatan emas karena untuk menjadi tuan rumah tidak mudah. Untuk itu, kami mengharapkan bantuan dari berbagai pihak agar penyelengaraan kejuaraan ini berlangsung sukses,” jelasnya. Menurut Didi pihaknya juga akan bekerjasama dengan Indosat untuk pengadaan sistem Informasi dan Teknologi (IT). “Kami pun harus melakukan kerjasama dengan Indosat untuk pengadaan sistem informasi dan teknologi,” ujarnya. Kejuaraan Panahan Asia Junior ke16 yang diikuti Kongres AAF itu akan mempertandingkan dua nomor yakni, coumpound dan recurve. Masing-masing negara peserta mendapat kuota sekitar 4 pemanah di setiap kategori pertandingan. ■ oro

Tanasugarn Petenis Asia Pertama Tembus Road to Bali

ap

TAMARINE TANASUGARN – Bakal tampil di Bali.

JAKARTA – SURYA Tamarine Tanasugarn menjadi petenis Asia pertama yang bergabung dalam Road to Bali, ajang tenis bergengsi Commonwealth Bank Tennis of Championships di Nusa Dua, Bali, 5-8 November 2009. Petenis asal Thailand ini memastikan tempat di Bali, setelah mengalahkan petenis Belgia, Yanina Wickmayer 6-3, 7-5 di final Ordina Open di s’Hertongenbosch, Belanda, Minggu (21/6). Gelar itu merupakan trofi ketiga sepanjang karier Tanasugarn, setelah juara di Hyderabad pada 2003 dan di s’Hertogenbosch tahun lalu. Tamasugarn menjadi petenis putri pertama yang mampu merebut gelar kembali di s’Hertogenbosch. Tahun lalu, ia merebut juara, setelah menundukkan petenis Rusia, Dinara Safina di final. Tahun ini, Tanasugarn kembali mengalahkan Safina 7-5, 7-5 di semifinal. Sukses ini adalah yang terbaik sepanjang karier petenis berusia 32 tahun. Tanasugarn sangat menyukai permukaan lapangan tenis rumput. Ia juga pernah mencapai perempat final

di Wimbledon tahun lalu. Sukses Tanasugarn di lapangan rumput ini merupakan yang kelima dari tujuh kali keberhasilan mengalahkan petenis Top 10 di lapangan rumput. Pada 2001, Tanasugarn menundukkan Nathalie Tauziat dan Amelie Mauresmo, kemudian pada 2008 mengandaskan Dinara Safina dan Jelena Jankovic. Tahun ini giliran Safina. Kemenangan atas petenis nomor satu dunia itu merupakan yang pertama kali untuk Tanasugarn. Tahun ini, Commonwealth Bank Tournament of Champions akan menampilkan petenis papan atas dan petenis masa depan dunia. Terdapat 12 petenis putri yang bermain menggunakan format round robin pada turnamen yang menyediakan hadiah total 600.000 dolar AS. Petenis Top 10 Sony Ericsson WTA Tour ini paling sedikit menuai satu kemenangan pada turnamen international pada musim kompetisi 2009, dan tidak turut bermain dalam turnamen akhir tahun Sony Ericsson Championships. Selain ke-10 petenis tadi, terdapat dua petenis wild card.

C M Y K

Ajang tenis ini akan digelar di Bali International Convention Centre, The Westin Resort, Nusa Dua, Bali, 5-8 November 2009. ■ oro

DATA DIRI Nama

: Tamarine Tanasugarn

Panggilan

: Tammy

Negara

: Thailand

Tempat Tinggal

: Bangkok

TTL

: Los Angeles, 24 Mei 1977

Tinggi/ Berat

: 1,65 Meter/63 Kg

Tampil di Tenis Pro

: 1994

Rekor Tunggal

: 450 menang – 349 kalah

Gelar Juara

: 3 WTA, 11 ITF

Rangking Tertinggi

: 19 (13 Mei 2002)

Rekor Tunggal Grand Slam : ■ ■ ■ ■

Australia Terbuka, babak keempat (1998) Prancis Terbuka, babak ketiga (2002) Wimbledon, Perempat Final (2008) AS Terbuka, babak keempat (2003)

Medali Asian Games : Perak pada AG Busan 2002 dan AG Bangkok 1998

HARIAN SURYA

PAGE 19


C M Y K

20

SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

Tiket Laga MU Ludes JAKARTA - Panitia lokal tur Manchester United (MU) di Gelora Bung Karno, Jakarta, Senin (22/6), masih melakukan penukaran kuitansi sementara ke kuitansi asli, menyusul sudah habis terjualnya tiket laga persahabatan MU vs Indonesia Allstars, 20 Juli mendatang di Jakarta. Pemilik kuitansi sementara terpaksa harus sabar antri berjam-jam, karena proses penukaran kuitansi berjalan lambat. Salah seorang pemilik kuitansi kecewa kerja panitia yang lambat. Dia sudah diminta datang pukul 10.00 WIB, namun hingga pukul 15.00 WIB belum juga dipanggil panitia. Anto, pemilik kuitansi lainnya juga kecewa atas kerja panitia lokal yang menjual tiket hanya sehari untuk umum. Ketua Bidang Pemasaran Panitia Lokal, Herman Ago mengatakan, tiket laga ini secara teori sudah terjual. “Tiket secara teori sudah sold out,” kata Herman Ago. Namun, menurut Herman, pihaknya masih melakukan verifikasi karena fisiknya belum ada, jadi belum dikategorikan sebagai sebuah transaksi. “Lebih dari 77.000 tiket yang akan dicetak, 76.000 di antaranya sudah dipesan,” jelas Herman Ago. Menurut Herman, pemesanan tiket itu sudah sejak Mei lalu dilakukan partner MU, partner panitia lokal, agen yang ditunjuk, BLI, Avia Tour dan Tri “3”. Herman menegaskan, pihaknya akan menentukan batas waktu pelunasan atas tiket yang sudah dipesan tersebut. Pihaknya baru mengantongi 50 persen dari total penjualan tiket. ■ ant

mampu menjadi juara. Padahal, dari segi postur tubuh dan kualitas permainan masih kalah dengan pemainpemain China. “Saina itu postur tubuhnya pendek, tetapi mampu menjadi juara dengan mengalahkan tunggal China (Wang Lin). Kita harus sadar, tidak ada yang tidak mungkin untuk dikalahkan. Sekarang tinggal punya kemauan dan tekad atau tidak? Kalau Saina bisa, mengapa kita tidak,” pungkas Ferry. Indonesia sebagai tuan rumah gagal total. Tidak satu pun gelar mampu diraih. Taufik Hidayat satu-satunya wakil Indonesia yang lolos ke final kalah dari unggulan pertama Lee Chong Wei, 921, 14-21. Kegagalan ini mengulang tahun 2007 yang juga tanpa gelar. Tahun lalu, Indonesia menyabet dua gelar melalui tunggal putra, Sony Dwi Kuncoro dan ganda putri Vita Marissa/Liliyana Natsir. ■ fat

PAGE 20

HASIL DAN JADWAL PERTANDINGAN

FINAL DAN PEREBUTAN TEMPAT KE-3 Minggu, 28 Juni

Semifinal Jumat (19/6) : Persipura 3 Sabtu (20/6) : Persijap 0 Selasa (23/6) : Deltras TVONE, Pkl 15.30 WIB Rabu (24/6) : Sriwijaya FC TVONE, Pkl 15.30 WIB

Hasil Leg Pertama Delapan Besar Persitara 1 vs Persijap 0 Persija 0 vs Deltras 1 PSMS 0 vs Persipura 2 Sriwijaya FC 5 vs Persibo 0

vs Deltras1 vs Sriwijaya FC2 vs Persipura vs Persijap

HASIL LEG KEDUA DELAPAN BESAR Persijap 3 vs Persitara 1 Persijap menang agregate 3-2. Deltras 3 vs Persija 3 Deltras menang agregate 4-3. Persipura 4 vs PSMS 1 Persipura menang agregate 6-1. Persibo 2 vs Sriwijaya FC2 Sriwijaya FC menang agregate 7-2.

Bukan Mission Impossible The Lobster Siap All Out Demi Tiket Final SIDOARJO-SURYA KESEMPATAN Deltras mengukir sejarah di Copa Indonesia belum tertutup. Masih ada waktu 90 menit untuk menorehkan sejarah menembus final untuk kali pertama di Copa. Namun, selama 90 menit itu, skuad Deltras dituntut kerja keras. Sebab, jika ingin ke final, Deltras minimal harus menang dengan dua gol saat menjamu Persipura Jayapura di leg kedua semifinal di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Selasa (23/6). Itu karena Deltras kalah 1-3 pada semifinal leg pertama, Jumat (19/6). Meski berat, The Lobster, julukan Deltras tidak menganggapnya sebagai sebuah misi yang tidak mungkin alias mission impossible. Pelatih Deltras, Mohammad Zein “Mamak” Alhadaad menegaskan, peluang timnya ke final masih terbuka. “Kami siap tampil habis-habisan untuk mengejar kekalahan 1-3. Memang tidak mudah, butuh kerja keras, tetapi kami harus optimistis. Saya lihat anak-anak juga sangat bersemangat. Itu akan menjadi bekal bagus bagi Deltras,” tegas Mamak kepada Surya usai memimpin tim asuhannya berlatih di Gelora Delta, Senin (22/6) pagi. Dikatakan Mamak, memang sulit mengalahkan Persipura dengan minimal dua gol tanpa balas. Bahkan, merujuk data statistik, sepanjang bergulirnya Liga Super, Persipura tidak pernah kalah dengan selisih dua gol. Hanya Persik yang bisa mencetak dua gol, tetapi hanya menang 2-1. Deltras sendiri pernah menang 1-0 di Gelora Delta pada putaran pertama Liga Super musim ini.

Evaluasi Program Latihan SURABAYA – SURYA Kegagalan Indonesia di kejuaraan bulu tangkis Djarum Indonesia Terbuka Super Series 2009, membuat Ferry Stewart bersuara. Pengamat bulu tangkis asal Surabaya ini mengkritisi perlunya evaluasi terhadap program latihan di Pelatnas PB PBSI. Ferry menuturkan, secara teknis sebenarnya kemampuan antarpemain berimbang. Baik, pukulan, smes dan kelenturan badan tidak ada perbedaan yang jauh. “Kalau secara teknis berimbang, mengapa kalah. Ini berarti ada yang salah dan kurang. Ini yang harus cepat dievaluasi dan menjadi PR (pekerjaan rumah) bagi kita,” sebut Ferry, kemarin. Kabid Pembinaan dan Prestasi Pengprov PBSI Jatim ini menuding, fisik pemain Indonesia juga tidak dalam kondisi prima. Akibatnya, lawan dengan mudah mengendalikan permainan. “Jika fisiknya bagus, saya yakin bisa mengungguli lawan,” tutur Ferry. Ia juga menyoroti pemainpemain Indonesia yang kurang memiliki rasa percaya diri dan tidak mau berjuang lebih keras lagi. “Semangat dan tekad untuk menang kurang. Ini yang harus menjadi introspeksi,” cetus Ferry. Seharusnya, lanjut Ferry, Indonesia belajar dengan sukses yang diraih Saina Nehwal. Tunggal putri India itu

HARIAN SURYA

Deltras vs Persipura

TV ONE Selasa (23/6) Pkl.15.30 WIB

Untungnya, Deltras tengah on fire pada beberapa pertandingan terakhir di kandang. Bahkan pada dua pertandingan terakhir di kandang, Danilo Fernando dkk mencetak delapan gol melawan dua tim kuat. Lima gol ke gawang PSM Makassar dan tiga gol ke gawang Persija Jakarta. Mamak berharap kesuburan itu akan kembali muncul di laga sore ini. “Yang jelas, karena butuh gol, tentu kami akan bermain menyerang. Tetapi, tentu tidak melupakan pertahanan karena tidak ada artinya jika kami bisa cetak gol tapi gawang kami kemasukan gol,” sambung pelatih yang masuk nominasi lima besar pelatih terbaik Copa Indonesia ini. Berbeda dengan semifinal leg pertama di Jayapura, Mamak kali ini lebih tenang dengan lini pertahanan timnya. Pasalnya, kapten tim, Christian Rene Martinez yang sebelumnya absen karena akumulasi kartu, kali ini akan tampil. Begitu juga dengan dua wing back, M.Khusen dan Firdaus Nyong. “Kembalinya Rene akan membuat lini belakang lebih solid. Dia jago dalam bola-bola atas, itu yang tidak kami miliki saat tanding di Jayapura,” sebut Mamak. Di kubu Persipura, meski hanya butuh hasil imbang atau tidak kalah lebih dari satu gol untuk lolos, pelatih Persipura, Jacksen F Tiago mengakui timnya belum aman. Jacksen bahkan meminta timnya melupakan kemenangan di leg pertama. “Memang kemenangan 3-1 jadi bekal bagus, tetapi belum jaminan lolos. Penentuannya ada di leg kedua,” sebut Jacksen. Persipura bakal tampil full team. Termasuk kapten tim, Eduard Ivakdalam. Serta trisula di lini depan, Boaz Solossa, Ernest Jeremiah dan Alberto Goncalves. ■ had PRAKIRAAN PEMAIN Deltras (3-5-2) : Syaifudin; Bayu Sutha, Christian Rene Martinez, Firmasyah; Dwi Joko, Firdaus Nyong, Juan Revi, Purwaka, Junior; Danilo, Boy Jati. Pelatih : Mohammad Zein “Mamak” Alhadaad Persipura (3-4-3) : Jendri Pitoy; Jack Komboy, Victor Igbonefo, Bio Paulline; Ricardo Salampessy, Ortisan Solossa, Eduard Ivakdalam, Emanuel Wanggai; Ernest Jeremiah, Alberto Gonzales, Boaz T. Solossa. Pelatih : Jacksen Tiago.

BUKTIKAN – Junior pencetak gol semata wayang Deltras ke gawang Persipura di leg pertama semifinal, Jumat (19/6) lalu. Junior bakal memimpin rekan-rekannya dari lini tengah. surya/erfan hazransyah

Laskar Ken Arok Dekati Siswanto-Iswandi Dai MALANG-SURYA Selain getol berburu pemain asing, manajemen Persema juga gerilya mencari pemain lokal. Dua nama yang kini didekati yakni pemain Persib Bandung, Siswanto, dan gelandang Persibo Bojonegoro, Iswandi Dai. Dua nama ini didekati untuk menggantikan Abdi Gusti Wicaksono (Bogel) dan Eko Didit yang sudah dipastikan tidak diperpanjang lagi kontraknya. Siswanto dan Iswandi jadi bidikan Laskar Ken Arok untuk menutupi kelemahan lini tengah. Masuknya nama Siswanto

dan Iswandi Dai makin memperbanyak pemain yang dipinang Persema. Sebelumnya, Persema telah membidik striker Sriwijaya FC Anoure Obiora Richard, stoper Persis Solo Wahyu Wiji Astanto dan sayap Persibo Nur Hidayat. Informasi yang berkembang saat ini, untuk menambah kekuatan lini depan, Persema juga mendekati striker Persitara Jakarta Utara, Rahmad Rivai. Pelatih Persema, Subangkit, mengakui Siswanto dan Iswandi Dai merupakan pe-

main bagus yang memiliki karakter keras. Namun, apakah keduanya akan ber gabung ke Persema atau tidak, Subangkit tidak mau berkomentar. Sebab, manajemen Laskar Ken Arok yang melakukan perburuan belum memberitahu siapa pemain bidikan yang sudah pasti didapat. Manajer Persema, Ir Hadi Santoso, mengaku saat ini sedang berburu pemain yang diinginkan pelatih. Siapa saja nama pemain itu, saat ini Ir Hadi Santoso masih merahasia-

kan. “Yang jelas saat ini ada pemain yang sudah didapat Persema, namun agar pengumumannya tidak satu per satu maka sepuluh hari lagi semuanya akan kami umumkan,” tegas Soni, panggilan akrab Ir Hadi Santoso, Senin (22/6). Menurut Soni, sesuai dengan target yang dipatok, Persema ingin finis di papan atas Liga Super dan papan tengah di separo musim kompetisi. Menurut Soni, dia mencari pemain-pemain berkualitas setelah mengamati mulai bergulirnya Liga Super dan kompetisi Divisi Utama 2008/2009 lalu.

“Mereka ada yang dari Liga Super dan ada yang dari Divisi Utama. Yang jelas pemain bidikan kami adalah pemainpemain yang punya kualitas dan sering turun bersama klub lama yang dibela,” pungkas Soni. ■ st5 PEMAIN BIDIKAN PERSEMA 1. Anoure Obiora Richard (Sriwijaya FC) 2. Iswandi Dai (Persibo) 3. Rahmad Rivai (Persitara) 4. Siswanto (Persib) 5. Wahyu Wiji Astanto (Persis Solo) 6. Nur Hidayat (Persibo)

INFORMASI PEMASANGAN IKLAN HUBUNGI:

ANO - 081 8300133 ARSO - 031 71910992

Komdis Panggil Tiga Pemain dan Saleh Hanifah Terkait Gagalnya Tendangan Penalti ke Gawang Persisam SURABAYA – SURYA Konsentrasi Persebaya menyambut laga play off melawan PSMS Medan di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, 30 Juni nanti terganggu. Tiga pemain Persebaya, Andi Odang, Sunaji, dan Endra Prasetya dipanggil Komisi Disiplin (Komdis) PSSI. Selain tiga pemain itu, Komdis juga memanggil Asisten Manajer, Saleh Hanifah dan mantan pelatih Persebaya, Arcan Iurie. Andi, Sunaji, Saleh, dan Arcan harus berurusan dengan Komdis untuk dimintai keterangan terkait peristiwa sebelum penalti untuk Persebaya di Stadion Segiri, Samarinda, 23 Mei lalu. Saat itu, Persisam menjamu Persebaya dalam babak Delapan Besar Divisi Utama. Sedang Endra dipanggil Komdis, guna dimintai keterangan tentang tindakan mendorong asisten wasit pada pertandingan Persibo Bojonegoro vs Persebaya, 10 Mei lalu. Tiga pemain, asisten manajer dan mantan pelatih Persebaya itu harus menghadiri sidang Komdis di Sekretariat PSSI Jakarta, Rabu (24/6) pukul 15.00 WIB. Surat panggilan dari Komdis sampai ke Persebaya, Senin (22/6). Ketua Umum Persebaya, Saleh Mukadar sudah memberikan surat panggilan dari Komdis tersebut ke tim Bajul Ijo usai latihan di Stadion Gelora 10 Nopember, kemarin. “Karena Arcan sudah tidak

Bebaskan Diri dari Nyeri Lambung

surya/erfan hazransyah

DIPANGGIL KOMDIS - Andi Odang (kiri) dipanggil Komdis. ada, maka nanti diwakili Ibnu Grahan (asisten pelatih). Tidak apa-apa lah,” ucap Saleh saat ditemui di Stadion Gelora 10 Nopember, kemarin. Panggilan tersebut jelas mengganggu konsentrasi Persebaya jelang play off lawan PSMS. “Mengapa baru sekarang? Seharusnya sejak awal, Komdis sudah memanggilnya jika memang ada kesalahan,” tutur Hendri S, Bendahara Persebaya.

Laga Persisam vs Persebaya, 23 Mei lalu berkesudahan 0-0. Pada duel tersebut, Persebaya mendapat hadiah tendangan penalti menit ke-90. Sebelum Andi Odang mengambil tendangan penalti, tim pelatih Persebaya memanggil Sunaji ke tepi lapangan. Entah instruksi apa yang disampaikan, tiba-tiba Sunaji berlari dan mendekati Andi yang sudah memegang bola. Entah disengaja atau tidak,

tendangan Andi tidak membuahkan gol. Eksekusi Andi melebar ke sisi kiri gawang Persisam yang dijaga Ngadiono. Baik Sunaji dan Andi tidak bersedia berkomentar. Saat masih berada di Samarinda, Sunaji juga menolak memberi pernyataan apakah mendapat instruksi khusus dari manajemen atau tim pelatih. “Tidak ada apa-apa kok,” elak Sunaji kala masih berada di Samarinda. ■ fat

Metabolis adalah sari minuman kedelai MAAG kronis biasanya disebabkan murni yang diperuntukkan untuk menketidakdisiplinan mengatur pola dukung peningkatan metabolisme tumakan, menu makanan yang salah buh yang penting bagi kesehatan tubuh dan keterlambatan menanggusecara menyeluruh. Metabolisme yang langinya. Harman Husaini (47 thn) baik salah satunya ditandai dengan mengakui hal ini. “Nyeri dan sakitsistem pencernaan dan pembuangan nya minta ampun!” Katanya. Bapak yang lancar. Metabolis diolah dari dua anak berdarah Banjar-Kediri ini kedelai pilihan, menghasilkan cita rasa pun harus menyiapkan berbagai lezat dan tekstur yang halus, cocok obat maag ke mana pun ia pergi. Ia dan baik dijadikan menu harian semua beruntung mengenal Metabolis, Sari kalangan. Bubuk Kedelai Murni, dari suratHarman Husaini Segera dapatkan Sari Bubuk Kedelai kabar November 2007 lalu. Tertarik Murni Metabolis di apotek, pengalaman mereka yang toko obat dan mini market di mengonsumsi Metabolis, kota Anda. Informasi lengkap Manager Puskop SP Murni hubungi perwakilan kami. Jawa HST ini pun membeli dan Timur: (031)71946060/720338 mengonsumsi Metabolis. 81/081357875550. Surabaya: “Saya pikir penjelasannya (031) 71936248, Gresik: (031) memang ilmiah dan masuk 60684443, Sidoarjo: (031) akal,” ungkap warga Kom71880433, Madiun: (0351) plek Swa-Karya, Barabai 7603503, Ponorogo: (0352) Barat Kalimantan Selatan 7120713, Pacitan: (0357) ini. Setelah minum dua kali 5134775, Magetan: (0351) sehari selama seminggu, 7625944, Ngawi: (0351) Harman merasakan banyak kemajuan kesehatan lambungnya. Ia mulai merasa 7636643, Kediri: (0354) 7074170, Nganjuk: (0358) lega dengan berkurangnya intensitas nyeri lambung, 7630449, Blitar: (0342) 7750062, Tulungagung: selain gangguan asam uratnya juga berkurang. (0355) 7746182, Trenggalek: (0355) 7746182, Bahkan di tahun kedua mengonsumsi Metabolis Probolinggo: (0335) 7647179, Pasuruan: (0343) 7852062, Bojonegoro: (0353) 7722928, Tuban: kesehatan tubuhnya jauh lebih baik. Para peneliti yang memfokuskan risetnya pada (0356) 7024916, Lamongan: (0322) 7711419, kegunaan dan manfaat kedelai secara umum, me- Jember: (0331) 3415437, Lumajang: (0334) nyimpulkan bahwa kadar isoflavon dalam kedelai 7730554, Bondowoso: (0332) 421052, Situbondo: mampu mendorong sistem pencernaan secara baik. 08124900612, Banyuwangi: (0333) 411300, MaBagi mereka yang ingin melakukan diet minuman lang: (0341) 5460304, Mojokerto: (0321) 6234579, kedelai untuk mengatasi maag dan gangguan sistem Jombang: (0321) 6234579, Bangkalan: (031) pencernaan dianjurkan untuk mengonsumsi sari 71133802, Sampang: 08123086884, Pamekasan: kedelai murni 2 atau 3 kali sehari selama waktu (0324) 7717177, Sumenep: 0818587329. ● ikl tertentu. Selama terapi dengan minuman organik Depkes RI P-IRT 81530501159 tersebut iritasi pada dinding usus atau lambung LAYANAN KONSUMEN: dapat diperbaiki. Pada umumnya iritasi dinding Kotak Pos : PO BOX 500 JKT 13000, usus memang menjadi pemicu munculnya rasa SMS : 0812 101 50000 nyeri dan perih. Email : cs@metabolis-indonesia.com Sistem metabolisme dalam tubuh yang tidak Website : www.metabolis-indonesia.com sempurna juga mempengaruhi sistem pencernaan.

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 20


C M Y K

20

HARIAN SURYA

PAGE 20 A

MALANG

TEKAPE

SURYA, SELASA, 23 JUNI 2009

linkrim

Teplok Bakar Rumah DONOMULYO - Rumah Unang, 39, warga Dusun Krajan, Desa Kedungsalam, Kecamatan Donomulyo, nyaris ludes dilalap si jago merah, Minggu (21/6) malam. Beruntung saat kebakaran itu terjadi, para tetangga korban berhasil memadamkan api. Saat itu, rumah tengah kosong karena ditinggal pemiliknya menghadiri hajatan ke luar kota. Dugaan sementara, api berasal dari lampu minyak tanah (teplok) yang dinyalakan ketika ditinggal korban pergi menghadiri hajatan. Teplok itu jatuh kemudian mengenai kasur. “Akibat kejadian itu, korban diduga mengalami kerugian sekitar Rp 5.000.000 juta,” kata, Kapolsek Kalipare, AKP Simamora. Kebakaran itu berlangsung sekitar pukul 21.00 WIB. Saat itu warga belum tidur sehingga langsung bergerak cepat untuk memadamkan api begitu mengetahui rumah korban terbakar. Informasinya, teplok itu ditaruh di dua tempat, yakni di atas lemari dan bawah kasur. Diperkirakan lampu teplok itu jatuh kemudian mengenai kasur dan membakar rumah. Perkiraan petugas, teplok itu jatuh akibat ditabrak kucing. ■ st12

Kades Harapkan Rehabilitasi KEPANJEN - Nasib Kepala Desa Sitirejo, Kecamatan Wagir, Kabupaten Malang, Arwani, terkatung-katung. Berdasarkan keputusan Makamah Agung, dirinya telah dinyatakan bebas dari sejumlah kasus korupsi, penggelapan, penipuan, dan pemalsuan surat yang menimpa dirinya sejak 6 Januari 2009 lalu. Namun, hingga kini Bupati Malang belum mengupayakan rehabilitasi dan pengaktifkan Arwani kembali. Penasihat hukum Arwani, Eko Arif Mujiantono mengatakan, semestinya Arwani bisa kembali bekerja. Pada 29 Mei 2009 lalu, pihaknya sudah mengajukan surat permohonan agar Pemkab Malang merehabilitasi dan pengaktifannya lagi sebagai kades. “Saya ke pemkab untuk mengecek apakah surat permohonan itu memang sudah diterima. Jika (Arwani) tidak segera direhabilitasi dan diaktifkan lagi, saya siap melakukan somasi pada Pemkab Malang,” ujar Eko, Senin (22/6) yang memberi dead line hingga 29 Juni mendatang pada Pemkab Malang. Sebelum dibebas murni oleh MA, kasus Arwani sempat disidangkan di PN Kepanjen. Ia diganjar hukuman satu tahun. Tapi kemudian mengajukan banding ke pengadilan tinggi namun divonis lebih tinggi, yaitu dua tahun. Tapi ketika mengajukan kasusnya ke MA, Arwani justru bisa bebas murni. Terpisah Nurcahyo, Kabag Hukum Pemkab Malang menjelaskan, Pemkab Malang sangat menaati aturan tersebut. “Tapi semuanya masih berproses. Kewajiban Pemkab Malang memang merehabilitasi dan mengaktifkan Arwani kembali. Tapi semuanya kan ada mekanisme tahapannya,” ujar Nurcahyo. Jika seluruh mekanisme dilaksanakan, pastinya SK Bupati yang mengatur tentang hal itu akan keluar. “Setahu saya suratnya memang belum sampai ke bagian hukum. Tapi saya yakin masih berproses,” ujar Nurcahyo. Selain Arwani, setidaknya saat ini ada dua kades yang sekarang dinonaktifkan karena yang bersangkutan terseret kasus dan ditangani oleh kepolisian. Keduanya yaitu Kades Sumberagung, Kecamatan Ngantang (perkosaan/pencabulan) dan Kades Pandansari Lor, Kecamatan Jabung dengan kasus ADD (Alokasi Dana Desa). ■ vie

Bu Guru TK Pura-pura Dijambret Ternyata Embat Rp 10 Juta Milik Siswa MALANG - SURYA UNGKAPAN guru hendaknya digugu dan ditiru sepertinya tidak berlaku bagi Warniati, 47. Oknum guru ini membuat laporan palsu seolah-olah dirinya dijambret. Warniati yang mengajar di sebuah sekolah taman kanakkanak (TK) di kawasan Klojen, melakukan tindakan sangat tidak terpuji. Ia membuat laporan ke polisi jika dirinya dijambret agar lepas dari tanggungan mengembalikan uang sebesar Rp 10 juta milik siswa. Peristiwa yang sempat me-

nyita perhatian para penyidik Satuan Reserse Kriminal Polresta Malang ini bermula dari kedatangan Warniati ke Sentra Pelayanan Kepolisian yang terletak di bagian depan Mapolresta Malang, Senin (22/6) pagi. Ibu yang tinggal di Jl IR Rais, Sukun ini, melapor baru saja kena jambret. Uangnya

Rp 10.200.000 yang baru saja diambilnya di ATM dijambret seorang pria. Pria itu mengendarai motor Honda L-4119-W di Jl Basuki Rahmad, tepatnya di depan pertigaan dekat gedung bekas bioskop Merdeka. Pelaku disebutnya menantang arus untuk kemudian menjarah tas yang dibawanya. Meski bercerita dengan meyakinkan jika dirinya adalah korban penjambretan, penyidik reskrim Polresta Malang yang menindaklanjuti laporan ini tidak langsung percaya bulat-bulat untuk kemudian mengeluarkan surat laporan. “Ada beberapa kejanggalan

yang membuat kami curiga,” terang Kabag Ops Reskrim Polresta Malang, Iptu Ohim. Petugas olah tempat kejadian perkara kemudian diberangkatkan untuk melakukan rekontruksi kejadian. Sedangkan petugas penyidik mencari data-data awal dari para saksi yang berada di lokasi. Tidak hanya itu, petugas pun melakukan cross chek ke pihak bank, untuk memastikan apakah benar korban melakukan penarikan uang via ATM. “Setelah di bank, dan petugas di sana menyatakan tidak ada penarikan uang dari rekening yang dimaksud dan ternyata kartu ATM yang dimaksud sudah tidak lagi berlaku dan tidak aktif, barulah orang

ini mengaku kalau tidak ada penjambretan seperti yang dimaksudnya,” lanjut Ohim yang menambahkan Warniati dikenai pasal 220 KUHP, tentang laporan palsu dengan ancaman hukuman satu tahun empat bulan penjara. Setelah didesak, akhirnya Warniarti mengaku jika dirinya memang mengarang cerita palsu. Pasalnya, dirinya hari itu berkewajiban untuk mengembalikan uang tabungan milik siswanya yang dititipkan kepadanya selama satu tahun terakhir. Sementara uang tersebut sudah habis untuk kebutuhan hidup sehari hari. “Spontanitas saja saya melakukan itu,” kata Winarti dengan perasaan penuh penyesalan. ■ why

SERTIJAB - Kapolresta Malang, Ajun Komisaris Besar Polisi Daniel Tahi Monang Silitonga (kiri) menyalami wakapolresta baru, Komisaris Polisi Bambang Murdoko SH S.IK, yang sebelumnya menjabat Wakapolresta Batu dalam upacara serah terima jabatan di halaman Mapolresta Malang, Senin (22/6). Komisaris Polisi Bambang Murdoko SH sebelumnya menjabat sebagai Wakapolresta Batu, sedangkan wakapolresta Malang sebelumnya, Komisaris Polisi R Setijo Nugroho HP, S.IK, akan melanjutkan pendidikan di sespim. Dalam kesempatan itu, juga dilakukan serah terima jabatan Kepala Satuan Reserse Kriminal dari Ajun Komisaris Polisi Kusworo Wibowo SH, S.IK (paling kanan) kepada Ajun Komisaris Polisi Rofiq Ripto Himawan, S.IK, yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Satuan Reserse Kriminal Polres Mojokerto. Kusworo Wibowo akan bertugas sebagai Kepala Satuan Reserse Kriminal Polres Malang.

surya/istimewa

Tidak Dituruti Minta Mobil, Jejaka Gantung Diri Sebelumnya, Sempat Gagal Bunuh Diri

surya/nedi putra aw

AWAS LUBANG –Sebuah lubang menganga di pinggir ruas Jl Kawi Kota Malang. Lubang ini diakibatkan salah satu ram besi penutupnya hilang. Kondisi yang membahayakan para pejalan kaki maupun pengendara ini juga ditemui di beberapa kawasan seperti di perempatan Jl JA Suprapto dan Jl Kaliurang.

PONCOKUSUMO - SURYA Ambisi Wahyu Ilahi, 21, untuk memiliki mobil sendiri, membawanya pada petaka. Orangtuanya yang tak bisa menuruti membelikan mobil, membuat jejaka ini nekat mengakhiri hidupnya dengan gantung diri. Korban ditemukan tak bernyawa di dalam kamar rumahnya, Desa Karanganyar, Kecamatan Poncokusumo, Senin (22/6) pagi sekitar pukul 06.00

WIB. Tubuhnya tergantung oleh tali tampar yang diikatkan pada blandar rumahnya. Itu diketahui pertama kali oleh bapaknya sendiri, Sauri, 60. “Saat ditemukan bapaknya, tubuh korban masih mengantung di dalam kamarnya,” kata AKP Gianto, Kapolsek Poncokusumo, Senin (22/6). Dugaan petugas, aksi nekat anak ragil dari tiga bersaudara ini karena dipicu putus asa

bukan ada penyebab lain. Itu diketahui dari ciri fisik korban,” papar Gianto. ■ st12

ANO - 081 8300133 ARSO - 031 71910992

Bebaskan Diri dari Nyeri Lambung

Mirip Adegan Film, Dikejar Perampok nya. Seluruh penumpang mobil histeris ketakutan. Alih-alih menurut, Helmi malah menyuruh sopirnya tancap gas. Bak film eksyen, terjadi kejar-kejaran di sepanjang jalan raya. Bahkan, pelaku sempat menembaki mobil Helmi. “Kami ditembaki selama kejar-kejaran itu. Hingga akhirnya kami melintas di depan SMPN 1 Kalipare. Kami menghubungi polsek lewat ponsel,” tutur Helmi, Senin (22/6). Selanjutnya, petugas melakukan penghadangan di pertigaan jalan Raya Desa/Kecamatan Kalipare, yang menuju ke Bendungan Karangkates. Akibatnya, enam pelaku yang mengendarai tiga sepeda motor itu langsung kabur. Meski lolos dari percobaan perampokan itu, mobil Isuzu Elf, yang ditumpangi Helmi bersama karyawannya dipenuhi lubang tembakan. “Kami bersama anggota lainnya, langsung menghadang di tengah jalan. Mungkin tahu kami hadang, mereka ketakutan dan kabur. Kami mengejarnya sampai ke perbatasan Kecamatan Pagak, namun tak berhasil menangkapnya,” ujar AKP Edy Sujarno Kapolsek Kalipare didampingi kanitnya, Aiptu Ari Yustiar, Senin (21/6). Dugaan petugas, mereka itu pelaku perampokan yang pernah beraksi di Pasar Lodoyo, Desa Arjowilangun, Kecamatan Kalipare, dua tahun lalu. Saat itu, 3 kg emas milik korban yang juga pedagang emas amblas. ■ st12

diri ini bermula dari kecurigaan bapaknya, Sauri. Pagi itu meski sudah pukul 06.00 WIB, kamar korban masih tertutup rapat. Meski pintu kamarnya sudah diketok berulangkali, tetap tak ada jawaban. Sementara pintu kamar korban terkunci dari dalam. Sauri akhirnya membuka paksa pintu kamar korban. Begitu pintu kamar terbuka, Sauri langsung melihat leher anaknya terjerat tali tampar. Seketika itu Sauri menjerit karena tak tahan melihat kondisi anaknya berbuat senekat itu. “Itu murni gantung diri

INFORMASI PEMASANGAN IKLAN HUBUNGI:

Mobil Pedagang Emas Ditembaki KALIPARE - SURYA Aksi kejar-kejaran pedagang emas, Helmi, 33, dengan enam perampok di sepanjang jalan Raya Desa Rajekwesi, Kecamatan Kalipare mirip adegan film saja. Aksi ini dimenangkan Helmi, setelah ia langsung menelepon Polsek Kalipare. Minggu (21/6) siang, sekitar pukul 11.30 WIB, enam perampok bersenjata api (senpi) mengincar Helmi, warga Desa/ Kecamatan Sumberpucung. Saat itu Helmi dalam perjalanan pulang setelah berjualan emas di Pasar Donomulyo. Helmi bersama 14 karyawannya yang dominasi kaum hawa itu menumpang mobil Isuzu Elf. Helmi membawa perhiasan emas seberat 10 kg yang tak habis dijual. Ketika melintas di jalan sepi—sebelah kiri jurang sedang sebelah kanan hutan dan jauh dari perkampungan—mobil Helmi yang melaju dari arah selatan itu, tiba-tiba dibuntuti tiga pengendara motor. Semula Helmi yang duduk di sebelah kiri sopir tak curiga kalau mereka itu penjahat. Begitu tiba di tengah hutan— mau menuju ke Desa Rajekwesi—pelaku yang diperkirakan menguntit korban sejak keluar dari Pasar Donomulyo berusaha mendahului. Mereka berpencar dengan mengambil posisi di samping kanan, kiri, dan belakang mobil korban. Sejurus kemudian, dua pelaku menodongkan pistol ke arah mobil Helmi. Rampok itu minta Helmi menghentikan mobil-

akibat keinginannya tidak dituruti orangtuanya. Korban sudah lama ngotot minta dibelikan mobil sedan. Namun, selama ini orangtuanya yang tergolong keluarga sederhana belum juga membelikan mobil untuk korban. Bahkan, sebelumnya, menurut pengakuan orangtua, korban juga sudah pernah melakukan percobaan bunuh diri namun berhasil dibatalkan orangtuanya. “Itu pengakuan bapak korban kepada kami. Kalau korban sudah lama minta dibelikan mobil sedan,” ujar Gianto. Diketahuinya aksi bunuh

surya/wahyu

SESAL - Roberto menyesali perbuatannya.

Dompet Hilang, ABG Ngutil Jeans BLIMBING - SURYA Penyesalan memang selalu datang terakhir, seperti yang dirasakan Roberto, 15, bukan nama sebenarnya. Siswa sebuah SMA Negeri di Singosari ini hanya bisa menyesali aksinya setelah terancam kehilangan kebebasan sebagai remaja. Roberto, yang tinggal di Jl Mawar, Lowokwaru tertangkap basah mengutil sebuah celana jeans dari sebuah toko distro di kawasan Jl WR Supratman, Blimbing, Minggu (21/6) siang. Dihadapan penyidik, Roberto mengatakan dirinya semula tidak punya niatan setitik pun mengutil. Bahkan ,dirinya mengaku sudah berniat membeli pakaian di distro tersebut karena dirinya baru saja mendapatkan uang Rp 100.000 dari ibunya sebagai bonus selesai ujian sekolah. “Kalau sudah begini saya ya menyesal mencuri, tidak bisa sekolah lagi,” ucap Roberto

dengan wajah memelas. Niatan mencuri datang ketika dirinya menyadari, uang beserta dompetnya hilang. “Ketika di kamar pas itu, setelah mencoba celana. Baru sadar kalau dompet yang ada uangnya itu hilang,” kata Roberto. Terlanjur kepincut dengan celana jeans ukuran 3/4 yang harganya Rp 60.000 tersebut, Roberto yang masih berada di kamar ganti tanpa ragu memasukkan celana warna hitam itu ke dalam tas ranselnya. Setelah itu, Robeto bergegas menuju pintu keluar. Sial bagi ABG bertubuh kurus ini. Petugas toko yang curiga mengejarnya. “Petugas toko kemudian mengeledah dan menemukan celana jeans yang dicuri. Kemudian hal ini dilaporkan ke petugas polisi,” terang Kepala Unit Perlindungan Anak dan Perempuan Polresta Malang, Iptu Ketut Mariati. ■ why

Metabolis adalah sari minuman kedelai MAAG kronis biasanya disebabkan murni yang diperuntukkan untuk menketidakdisiplinan mengatur pola dukung peningkatan metabolisme tumakan, menu makanan yang salah buh yang penting bagi kesehatan tubuh dan keterlambatan menanggusecara menyeluruh. Metabolisme yang langinya. Harman Husaini (47 thn) baik salah satunya ditandai dengan mengakui hal ini. “Nyeri dan sakitsistem pencernaan dan pembuangan nya minta ampun!” Katanya. Bapak yang lancar. Metabolis diolah dari dua anak berdarah Banjar-Kediri ini kedelai pilihan, menghasilkan cita rasa pun harus menyiapkan berbagai lezat dan tekstur yang halus, cocok obat maag ke mana pun ia pergi. Ia dan baik dijadikan menu harian semua beruntung mengenal Metabolis, Sari kalangan. Bubuk Kedelai Murni, dari suratHarman Husaini Segera dapatkan Sari Bubuk Kedelai kabar November 2007 lalu. Tertarik Murni Metabolis di apotek, pengalaman mereka yang toko obat dan mini market di mengonsumsi Metabolis, kota Anda. Informasi lengkap Manager Puskop SP Murni hubungi perwakilan kami. Jawa HST ini pun membeli dan Timur: (031)71946060/720338 mengonsumsi Metabolis. 81/081357875550. Surabaya: “Saya pikir penjelasannya (031) 71936248, Gresik: (031) memang ilmiah dan masuk 60684443, Sidoarjo: (031) akal,” ungkap warga Kom71880433, Madiun: (0351) plek Swa-Karya, Barabai 7603503, Ponorogo: (0352) Barat Kalimantan Selatan 7120713, Pacitan: (0357) ini. Setelah minum dua kali 5134775, Magetan: (0351) sehari selama seminggu, 7625944, Ngawi: (0351) Harman merasakan banyak kemajuan kesehatan lambungnya. Ia mulai merasa 7636643, Kediri: (0354) 7074170, Nganjuk: (0358) lega dengan berkurangnya intensitas nyeri lambung, 7630449, Blitar: (0342) 7750062, Tulungagung: selain gangguan asam uratnya juga berkurang. (0355) 7746182, Trenggalek: (0355) 7746182, Bahkan di tahun kedua mengonsumsi Metabolis Probolinggo: (0335) 7647179, Pasuruan: (0343) 7852062, Bojonegoro: (0353) 7722928, Tuban: kesehatan tubuhnya jauh lebih baik. Para peneliti yang memfokuskan risetnya pada (0356) 7024916, Lamongan: (0322) 7711419, kegunaan dan manfaat kedelai secara umum, me- Jember: (0331) 3415437, Lumajang: (0334) nyimpulkan bahwa kadar isoflavon dalam kedelai 7730554, Bondowoso: (0332) 421052, Situbondo: mampu mendorong sistem pencernaan secara baik. 08124900612, Banyuwangi: (0333) 411300, MaBagi mereka yang ingin melakukan diet minuman lang: (0341) 5460304, Mojokerto: (0321) 6234579, kedelai untuk mengatasi maag dan gangguan sistem Jombang: (0321) 6234579, Bangkalan: (031) pencernaan dianjurkan untuk mengonsumsi sari 71133802, Sampang: 08123086884, Pamekasan: kedelai murni 2 atau 3 kali sehari selama waktu (0324) 7717177, Sumenep: 0818587329. ● ikl tertentu. Selama terapi dengan minuman organik Depkes RI P-IRT 81530501159 tersebut iritasi pada dinding usus atau lambung LAYANAN KONSUMEN: dapat diperbaiki. Pada umumnya iritasi dinding Kotak Pos : PO BOX 500 JKT 13000, usus memang menjadi pemicu munculnya rasa SMS : 0812 101 50000 nyeri dan perih. Email : cs@metabolis-indonesia.com Sistem metabolisme dalam tubuh yang tidak Website : www.metabolis-indonesia.com sempurna juga mempengaruhi sistem pencernaan.

C M Y K

HARIAN SURYA

PAGE 20 A

MALANG


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.