Surya Edisi Cetak 29 Juli 2009

Page 1

C M Y K

5 Santri Tebuireng Positif Flu Babi...

HARIAN SURYA

HATI BICARA

baca halaman 7

Ada yang berbeda dari sosok Dewi Sandra sekarang. Berulangkali harus bergelut dengan kemelut rumah tangganya, namun ia justru merasa awet muda.

RABU 29 JULI 2009

Rp 1.000

PAGE 01

NO. 252 TAHUN XXIII TERBIT 20 HALAMAN

—baca halaman 12 kapanlagi.com

ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI : JL RAYA MARGOREJO INDAH D-108 SURABAYA 60238 ● TELEPON (031) 8419000 ● www.surya.co.id

Pengusaha Jakarta Siap Beli Persebaya Bambang DH Jadi Mediator surya/erfan hazransyah

surya/dok

NASIB PERSEBAYA - Mat Halil dkk saat berlatih, sementara nasib Persebaya kini masih di awang-awang.

Bambang DH

SURABAYA - SURYA Kabar mengejutkan datang ke Persebaya. Di saat manajemen tim kebingungan mencari dana untuk ikut kompetisi Liga Super

2009/2010, tiba-tiba ada investor dari Jakarta yang tertarik untuk membeli Persebaya. Bahkan, pengusaha tersebut

sudah menyampaikan ketertarikannya untuk membeli Persebaya ke Wali Kota Surabaya, Bambang DH. “Kemarin (Senin) saya dibel. Dia menawarkan investasi untuk membeli Persebaya. Seandainya dibeli, calon investor itu berjanji home base Persebaya tetap di sini (Surabaya),”

ungkap Bambang saat ditemui usai rapat paripurna di DPRD Kota Surabaya, Selasa (28/7). Penawaran itu sudah disampaikan Bambang ke Ketua Umum Persebaya, Saleh Ismail Mukadar. ■ KE HALAMAN 11

Model Iklan Tewas Terpanggang Bersama Tiga Kerabatnya

Jelang Pesta Pernikahan

KRONOLOGI Model Iklan Terbakar di Rumah

TKP : Gang Sawo III RT 01/09, Manggarai Selatan, Tebet, Jakarta Selatan.

Selasa (28/7)

3 Empat orang tidur di lantai dua,

yaitu Melina (model iklan-anak bungsu Aditia), Edi, Salma, dan Ririn. Edi, Salma, dan Ririn adalah suami, istri, dan anak. Mereka merupakan kerabat Aditia dari Palembang.

Kamar tidur Kamar tidur

1 Pukul 01.20 WIB : Rumah dua

Lantai 2

lantai milik Aditia terbakar. Api diduga berasal dari arus pendek listrik di lantai dua.

2 Pembantu Aditia, Masnah, terbangun karena ada asap. Setelah sadar ia membangunkan semua anggota keluarga yang tidur di lantai satu dan dua.

4 Pukul 02.55 WIB : Api dipadamkan

oleh 21 mobil pemadam kebakaran. Empat korban ditemukan tewas dalam kamar mandi lantai dua.

Lantai 1

5 Tujuh orang yang tidur di lantai bawah selamat, termasuk Aditia dan istri, Eli Hashim.

Keluarga Menko Kesra Terserang Flu Babi JAKARTA - SURYA Virus H1N1 tidak pilih-pilih korban. Virus penyakit yang populer dengan nama flu babi ini juga menyerang keluarga Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat (Menko Kesra) Aburizal Bakrie alias Ical –-figur yang ikut mengomandani perang melawan flu babi di Indonesia. Seusai menghadiri rapat di kompas images Kantor Kepresidenan, Jakarta, Selasa (28/7), Ical kepaAnindya Bakrie da wartawan menuturkan bahwa lima orang anggota keluarganya terserang virus H1N1 saat di Amerika Serikat (AS). Mereka adalah anak Ical, Anindya Bakrie, dan istrinya serta tiga anak mereka yang tinggal di Boston, AS. ■ KE HALAMAN 11

grafis/foto: surya/rendra/warta kota

istimewa

KENANGAN - Foto kenangan Melina Rachmawati Aditia, 25, (kanan) saat bersama kerabatnya.

JAKARTA - SURYA HARI Selasa (28/7) dini hari bisa jadi merupakan hari terkelam bagi pasangan suami-istri Aditia Marwan, 61, dan Eli Hashim, 56, warga Gang Sawo III RT 01/ 09, Manggarai Selatan, Tebet, Jakarta Selatan. Rumah mereka habis dilalap si jago merah, dan anak bungsu mereka, Melina Rachmawati Aditia, 25 —yang juga dikenal sebagai model iklan— tewas mengenaskan.

Dokter Noordin Ditangisi Ibunya

Selain itu, tiga kerabat yang datang dari Palembang pun ikut tewas terbakar, yaitu suami-istri Edi Wijaya, 55, dan Salma, 52, serta anak mereka, Ririn, 24. Ketiganya tewas bersama Melina, dan ditemukan di lantai dua rumah tersebut setelah api sudah dipadamkan, Selasa (28/7) pukul 02.55 WIB. Menurut beberapa saksi mata, api mulai berkobar pukul 01.20 WIB. Sumber api diduga berasal dari hubungan arus pendek listrik di lantai dua. Saat itu, ada empat orang yang tidur di lantai dua,

istimewa

■ KE HALAMAN 11

CANTIK - Melina Rachmawati Aditia (kiri) dan temannya.

Mertua Kecewa pada Maruto

Awalnya Baju Terusan, ABG Dimutilasi, Dibuang ke Songgoriti Wajah Rusak, Tangan dan Kaki Hilang Belakangan Rok Mini

BATU - SURYA Aksi pembunuhan sadis dengan cara memutilasi terjadi lagi, kali ini di Kota Batu. Korban, perempuan yang diperkirakan berusia sekitar 20 tahun, ditemukan dalam keadaan sulit dikenali, di Jurang Torong Jeruk, di atas Pemandian Wisata Songgoriti, Kota Batu, Selasa (28/7) pagi. Bagian kepala sampai leher korban sudah menjadi tengkorak, dua pergelangan tangan dan kaki terpisah dari tubuh, sementara bagian badan masih berbentuk. Rambut korban sudah lepas, dan berada dalam jarak agak jauh dengan tubuhnya. Demikian juga rahang korban bagian bawah lepas dari tengkorak. Polisi menduga pembunuhan terhadap anak baru gede

Pengakuan Istri Simpanan TUBAN – SURYA Tingkah-laku beberapa mahasiswi yang terjerumus pada kehidupan bebas sampai menjadi istri simpanan benarbenar berubah total. Ada yang datang dari desa dengan penampilan lugu dan pakaian serba tertutup, belakangan memakai pakaian serba terbuka. Bukan hanya itu. Bahkan, ada wanita yang sejak kecil selalu memakai baju terusan, tiba-tiba mengubah gaya kesehariannya dengan menggunakan pakaian seksi seperti rok mini atau pakaian ketat yang menonjolkan lekuk-lekuk tubuh. Salah satu contoh dialami Diona (bukan nama sebenarnya), mahasiswi berusia 22 tahun yang saat ini kuliah di salah satu perguruan tinggi di Tuban. Wanita berpostur tinggi langsing ini mengaku sudah tujuh bulan menjalin hubungan dengan seorang pengusaha di sana. Dan sejak awal bertemu dengan lelaki tersebut, ia tahu persis bahwa sang lelaki sudah memiliki anak dan istri. ■ KE HALAMAN 11

surya/agus setiawan

EVAKUASI - Petugas mengevakuasi janazah korban mutilasi yang ditemukan di Jurang Torong Jeruk, Songgoriti, Batu, Selasa (28/7).

KLATEN - SURYA Di tengah upaya pencarian Maruto Jati Sulistiono, mantan mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sultan Agung, Semarang, yang diduga menjadi anggota jaringan Noordin M Top, kedua orangtuanya mengaku shock. Ny Sri Mulyani, ibu kandung Maruto, menyampaikan surat terbuka kepada anaknya yang dibacakan sambil menangis, Selasa (28/7). “Dari Ibu untuk anakku, Maruto. Ibu sudah kangen sekali padamu. Segeralah pulang, daripada menjadi orang yang dicari-cari orangtua dan negara. Jangan dipikirkan apakah kamu berbuat (terlibat kasus terorisme) atau tidak, yang penting segeralah pulang,” ujar Ny Sri membacakan surat terbuka kepada Maruto, sambil berurai airmata. ist ■ KE HALAMAN 11

Maruto Jati Sulistiono

■ KE HALAMAN 11 surya/arief sukaputra

TEROR - Pascaledakan bom Mega Kuningan, aparat keamanan terus meningkatkan kewaspadaan, seperti temuan amunisi di dekat GBT Kristus Pengasih, Kota Kediri, Selasa(28/7).

Di Australia Hanya Ditemani Putri Tunggalnya

Istri Tom Cruise Lolos dari Ledakan Mobil Katie Holmes nyaris kehilangan nyawa. Mobil BMW yang baru digunakannya, meledak hanya beberapa saat setelah dia keluar dari mobil itu.

P MESRA - Tom Cruise dan istrinya Katie Holmes.

istimewa

ERISTIWA tersebut terjadi ketika istri aktor Tom Cruise itu menjalani syuting di Mt Macedon, Melbourne, Australia, seperti dilaporkan Radar Online, Selasa (28/7). Holmes dikabarkan sangat terpukul akibat insiden yang terjadi pada syuting film horor Don’t Be Afraid of the Dark itu.

Holmes di Australia hanya ditemani Suri, putri tunggalnya. Adapun Tom Cruise sedang kembali ke Amerika Serikat (AS), sejak beberapa hari sebelumnya. Cruise terlihat di Santa Monica, California, AS, bersama Connor, putra angkatnya ketika masih menikah dengan aktris Nicole Kidman. Keduanya tengah menikmati

hidangan di Restoran Italia Giorgio Baldi, pada Minggu (26/7). Cruise dan Connor bahkan sempat menjadi suporter David Beckham pada pertandingan persahabatan antara tim sepak bola Los Angeles Galaxy melawan AC Milan, di Los Angeles, 19 Juli lalu. Mereka bergabung dengan keluarga Beckham. “Katie (Holmes) sangat gemetar akibat peristiwa mengerikan tersebut. Dia langsung meminta istirahat sepanjang hari itu. Sementara ■ KE HALAMAN 11

C M Y K

Panjang Umur

S

ORE itu, Tole jalan-jalan ke sebuah taman kota yang terkenal di kotanya. Di sudut taman, terlihat seorang kakek renta, duduk santai. “Anda kelihatan senang sekali,” kata Tole. “Anda juga tampak kuat dan sehat. Rahasianya apa.” Laki-laki tua itu menjawab,”Mudah kok. Tiap hari saya mengonsumsi sabu-sabu sebelum tidur, sebelum makan saya minum minuman keras dan menghabiskan rokok dua bungkus setelah itu.” Kata Tole,”Wah, ini baru resep panjang umur. Boleh tahu umur Anda sekarang.” Si laki-laki menjawab,”Umur saya 25 tahun, kalau kamu.”■ Cak Sur

HARIAN SURYA

PAGE 01


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.