C M Y K
12 Murid Kembar di Satu Sekolah...
HARIAN SURYA
PUASA LAYANI SUAMI
baca halaman 9
Rp 1.000
PAGE 01
Ada yang beda dalam suasana di rumah Titi Kamal dan Tika T2 saat bulan Ramadan kali ini. Jika biasanya mereka menjalani ibadah puasa bersama keluarga, kini ada suami di samping mereka.
SENIN 31 AGUSTUS 2009 NO. 284 TAHUN XXIII TERBIT 20 HALAMAN
—baca halaman 12
ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI : JL RAYA MARGOREJO INDAH D-108 SURABAYA 60238 ● TELEPON (031) 8419000 ● www.surya.co.id
SMS Ibu Ani SBY, Guru Ditangkap Gara-gara Mengeluh Soal SUTET SERANG - SURYA POLISI Banten menangkap guru SMPN, Arif Rohmana, karena diduga melakukan teror dengan cara berkalikali mengirim pesan pendek (SMS) ke ponsel Ibu Negara Ani Yudhoyono. Pria berusia 39 ini ditangkap, Sabtu (29/8) sekitar pukul 03.00 WIB dini hari pada saat tengah makan sahur di rumahnya.
DITANGKAP KARENA SMS
Warga Kampung Lebak Purut, Desa Kupahandak, Kecamatan Cimanuk, Pandeglang, Banten tersebut diduga sudah setahun terakhir melakukan teror lewat SMS ke Ibu Negara. “Ya kita masih periksa, kita masih cek ponselnya,” kata Kapolda Banten Brigjen Pol Rumiah saat dihubungi melalui telepon, Minggu (30/8). Menurut Kapolda, untuk mengungkap teror yang dilakukan Arif Rohmana, Polda Banten meminta bantuan satuan cyber crime Mabes Polri. “Orangnya masih diperiksa, masih sebagai saksi. Dia itu kayak mengirim SMS gelap, jadi tunggu saja hasil pemeriksaan tim IT,” tambahnya.
Sabtu (29/8) pukul 03.00 WIB dini hari, seorang guru SMPN, Arif Rohmana, 39, warga Kampung Lebak Purut, Desa Kupahandak, Kecamatan Cimanuk, Pandeglang, Banten, ditangkap polisi.
Tidak mudah menjadi pengajar. Di era serbaterbuka kini, segala tindak tanduk pengajar diamati. Jika mereka mengajar dengan baik, memang itulah tugas pokoknya. Kita cenderung pelit memberi apresiasi. Namun ketika ajaran itu menjadi hajaran, terjadilah hujan protes dan tuntutan. Inilah yang sedang dihadapi oleh ‘guru praktik api neraka’.
■ KE HALAMAN 11
Ani Yudhoyono
3
2
1
Mengajar atau Menghajar?
Rumiah tidak merinci bentuk teror yang dilakukan Arif. “Kita tunggu saja dari tim IT ya,” tutupnya. Istri Arif Rohmana, Nur Aini, membenarkan soal penangkapan terhadap suaminya. Dia mengatakan, sekitar pukul 03.00 WIB dini hari
Ada dua surat penangkapan. Pertama, surat diantar pukul 14.00 WIB, Jumat (28/8), dengan dalih tindak pidana kejahatan terhadap keamanan negara atau kejahatan terhadap presiden dan wapres dan atau penghinaan sebagaimana dimaksud dalam pasal 104 dan pasal 134 dan atau pasal 137, 311, 310 KUHP.
Dia ditangkap karena dalam setahun terakhir sering mengirim SMS kepada Ibu Negara Ani Yudhoyono berisi keluhan atas dipasangnya Sutet (saluran udara tegangan ekstra tinggi) yang melintas di atas rumahnya yang dia anggap membahayakan.
4
5
Surat penangkapan kedua diantar pukul 21.00, Jumat (28/8), tentang pelanggaran pasal 45 (3) dan pasal 45 (1) UU Nomor 11/2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik dan tindak pidana penghinaan sesuai dengan pasal 310 ayat 1 dan pasal 311 ayat 1 KUHP.
Arif semula diamankan di Polres Pandeglang, kemudian dibawa ke Polda Banten. Kasusnya ditangani aparat Densus 88.
S
EBAGAI guru agama, sah-sah saja mengajarkan hukuman terhadap orang yang tidak mengerjakan salat. Di neraka nanti, panasnya api akan menghajar mereka. Ibu Rosida kemudian menganalogikan rasa panas api neraka dengan korek api. Beberapa siswa melepuh akibat sundutan. Lalu, bagaimana jadinya ketika api neraka benar-benar membakar mereka yang meninggalkan salat? Mungkin saja luluh lantak seperti korban bom.
grafis:surya/yusuf
Sembilan Jenazah Ditemukan 14 Penumpang KM Sari Mulia Hilang BANJARMASIN - SURYA Proses pencarian para korban hilang dalam peristiwa tenggelamnya Kapal Motor (KM) Sari Mulia terus dilakukan. Sampai Minggu (30/8) malam ditemukan lagi sembilan jenazah. Dengan demikian, 20 korban tewas telah ditemukan sejak kapal itu tenggelam, Jumat (28/ 8) malam lalu, dan masih ada sekitar 14 orang yang hilang. Tim SAR memperkirakan dalam kapal terdapat beberapa korban yang tewas karena
terjebak. Tim masih kesulitan mengevakuasi, karena air sedang dalam kondisi pasang dan berarus deras. Sebuah kapal tunda (tug boat) —yang kebetulan melintas— mencoba menarik kapal namun tak berhasil karena tali selalu putus. Menurut anggota Tim SAR Dinas Perikanan Tapin, Junaidi, tim merencanakan kembali melakukan evakuasi dengan menggunakan kapal penarik ■ KE HALAMAN 11
Imsakiyah
BIG BIRD CHARTER BUS
Ramadhan 1430 H / 2009 M untuk daerah Surabaya dan sekitarnya
Senin, 31 Agustus 2009
Selasa, 1 September 2009
Dhuhur Ashar Maghrib Isya
Imsak : 4:03 Subuh : 4:13
: 11:33 : 14:50 : 17:30 : 18:39
reservasi : 031 - 7527669
Nyelam Bersama Hanung
Portsmouth vs Man City, 0 – 1
P
jadi korban. Tampil di markas Portsmouth, Fratton Park, City membawa pulang kemenangan 1-0, ■ KE HALAMAN 11
Carlos Tevez (kiri) dan Anthony Vanden Borre
ESINETRON Zaskia Adya Mecca, 22, memanfaatkan akhir pekan untuk menikmati pesona terumbu karang di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara. Pemeran Nurul dalam Film Ayat-Ayat Cinta itu tidak sendirian tetapi ditemani Hanung Bramantio, 34, sutradara yang disebut-sebut menjadi kekasihnya. Meskipun ini pengalaman menyelam pertamanya, Zaskia dapat mencapai kedalaman tiga meter. Tak heran bahwa dia mensyukuri pengalaman sekaligus keindahan salah satu pesona ■ KE HALAMAN 11
ap photo/tom hevezi kapanlagi
Uniknya Masjid An-Nur Nurul Miftahussofyan www.bluebirdgroup.com
Kebakaran Hutan
H
Zaskia Adya Mecca
Awas, Teror Man City! LONDON – SURYA Ini peringatan bagi Arsenal dan Manchester United (MU). Ya, dua tim papan atas Premiership Inggris itu harus waspada dengan ancaman tim kuat mendadak Manchester City. Kenapa Arsenal dan MU? Sebab, dua tim inilah yang bakal jadi lawan The Citizen, julukan Man City di pekan berikutnya. Warning khususnya bagi Arsenal, muncul setelah Man City terus menebar teror dengan meraih kemenangan ketiga beruntun di awal musim 2009/10. Setelah Blackburn Rovers dan Wolverhampton, giliran Portsmouth yang
■ KE HALAMAN 11
INGGA Agustus 2009, sudah 90,19 hektare hutan, terbakar. Kepala pemerintahan di daerah Tole menetap kan Siaga 1 selama musim kemarau ini. Melihat tren kebakaran dari tahun ke tahun yang meningkat berikut kerugiannya, anggota dewan yang baru bertugas, langsung meninjau ke lapangan. Para wartawanpun diajak. Saat melihat kebakaran di sebuah lereng gunung, si anggota dewan bertanya kepada seorang petugas yang ada di dekatnya. “Apa yang menyebabkan kebakaran hutan ini hingga meluas begini.” Dan si petugas dengan cepat menyahut,”Api, Pak!” (Cak Sur)
Bertumpu pada Satu Tiang, Dibangun Tanpa Suara Bangunan Masjid An-Nur Nurul Miftahussofyan di Dusun Gomang, Desa Lajulor, Singgahan, Tuban terbilang unik. Masjid yang dibangun 18 Agustus 1994 di lingkungan Pondok Pesantren (Ponpes) Wali Songo, Gomang itu hanya bertumpu pada satu tiang besar dari kayu jati berdiameter 85 centimeter dan tinggi 27 meter. M TAUFIK TUBAN
Di
bawah terik matahari dalam suasana bulan pua-
sa, tampak para santri Ponpes Walisongo berduyunduyun ke masjid di sebalah selatan asrama untuk menjalankan salat duhur usai mengaji bersama sang kiai.
Muda mudi berbalut busana Islami itu memenuhi masjid berlantai kayu yang terletak di tebing perbukitan tengah hutan jati KPH Jatirogo. Surya yang berkunjung ke tempat itu, Minggu (30/8), ■ KE HALAMAN 11
UNIK - Masjid An-Nur Nurul Miftahussofyan Gomang, Tuban memiliki keunikan bertiang sebatang kayu jati. surya/m taufik
C M Y K
HARIAN SURYA
PAGE 01