C M Y K
HARIAN SURYA
PAGE 01
TERBIT 20 HALAMAN NO. 147 TAHUN XXIII
Rp 1.000
ALAMAT REDAKSI/IKLAN/SIRKULASI: JL RAYA MARGOREJO INDAH D-108 SURABAYA 60238 ● TELEPON (031) 8419000 ● www.surya.co.id
12 APRIL 2009
Saling Menggusur
Jendela Aksi dengan Batik Batik bukan untuk busana saja. Ternyata, batik juga aksi untuk mematut dan mempercantik griya. Apakah untuk mendandani tirai jendela ataukah untuk hiasan dinding yang berbeda dari biasanya. Halaman 14
Mengadang-ngadang Android Pesaing baru di dunia telekomunikasi telepon seluler cerdas dibebankan pada Android G1 yang diusung Google. Apa saja keunggulan dan kelemahan yang ditawarkan si Android ini? Halaman 19
E-Mail dari Amerika JANET E STEELE, jsteele@rad.net.id
Tidak Ganas Hai, Kemarin ada kabar baik: hasil biopsi saya tidak menunjukkan tanda kanker payudara sama sekali, cuma ’perubahan fibrocystic normal’. Seperti beberapa teman menulis, “Alhamdulillah!”
D
UA minggu yang lalu, saya diminta ikut studi ilmu mengenai mesin ultrasound baru, yang memakai ultrasound 3-D yang sangat sensitif. Saya setuju, dan mesin itu menemukan sesuatu. Kamis yang lalu, saya harus ikut tes lagi, dan diberi biopsi. Pada waktu itu saya sangat takut. Menurut website Mayo Clinic, sebuah klinik yang terkenal di Amerika Serikat, 80 persen hasil biopsi payudara bukan ’ganas’. Saya bergurau dengan teman-teman, ■ KE HALAMAN 11
ap/peter byrne
TERBANG - Pemain Liverpool Fernando Torres (kanan atas) berebut bola dengan pemain Blackburn Christopher Samba di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris.
Sementara Menang Telak di Jatim SURABAYA - SURYA PEROLEHAN suara sementara para caleg DPR RI di daerah pemilihan (dapil) di Jatim yang telah dihimpun KPU Jatim hingga tadi malam, memunculkan sejumlah kejutan. Secara umum, dari 10 daerah pemilihan (dapil) di Jatim yang penghitungan suaranya sudah masuk, para caleg dari Partai Demokrat (PD) menduduki urutan teratas perolehan suara di lima dapil; sedangkan pada lima dapil lainnya, perolehan suara terbanyak tersebar pada para caleg dari beberapa parpol. Di Jatim sesungguhnya terdapat 11 dapil. Namun karena satu dapil, yakni dapil XI Madura, masih menggelar
pemilihan ulang di beberapa TPS kemarin, hingga tadi malam belum ada data dari sana yang dipublikasikan oleh KPU Jatim. Kejutan tidak hanya terjadi pada nama-nama caleg yang meraih suara terbanyak sementara, namun juga pada jumlah perolehan suaranya itu sendiri. Untuk perolehan suara, caleg dari PD Anas Urbaningrum di dapil VI (meliputi Kabupaten/Kota Blitar dan ■ KE HALAMAN 11
Prabowo Duet dengan Mega
BATALKAN PERTEMUAN - Ribuan demonstran antipemerintah menguasai gedung yang rencananya untuk pertemuan negara-negara ASEAN.
Kemungkinan CapresCawapres PDIP
Thailand Rusuh, Mari Pangestu Dievakuasi
■ KE HALAMAN 11
SUARA TERBANYAK SEMENTARA (1-5) caleg DPR di Jatim DAPIL JATIM IX
DAPIL JATIM I
DAPIL JATIM II
PKB : Arief Rohman (838) PAN : Heny Sulistyaningsih (698) PG : Hermani Hurustiati (413) PDIP : Soewarno (358) PD : Didik Muhrianto 334
PKB : Imam Nahrawi (174) PDIP : Indah Kurnia (146) PD : Lucy Kurniasari (136) PAN : Charles Honoris (41) PPP : Ratih Sanggarwati (18) PDP : Laksamana Sukardi (8)
PDIP : Roziki (498) PG : Harbiah Salahuddin (426) PPP : Mustafa Assegaf (194) PD : Samiadji `Aji` Massaid (91)
DAPIL JATIM VIII
DAPIL JATIM X
PD : Guntur Sasono (70) PG : Indrawati Tarmuji (19) PDIP : Eddy Susetyo (17) PAN : Eko `Patrio` (15) Gerindra : Yenny Chaidir (12)
PDIP : Zainun Achmady (246) PAN : Viva Yoga Mauladi (237) PG : Corry Yansz Soekotjo (234) PD : Harianto (148)
DAPIL JATIM XI Belum ada data
Sampang Gresik Bangkalan
Kursi 6
Surabaya Lamongan
Bojonegoro
Kursi 10
Jombang Ngawi
Madiun
Magetan
Kursi 10 Kediri
Blitar Tulungagung
Trenggalek
Pasuruan
Situbondo Probolinggo Bondowoso
Kursi 7
Kota Malang
Kursi 9
Ponorogo
Sidoarjo
Mojokerto
Nganjuk
Kursi 8 Pacitan
Pamekasan
Kursi 6
Tuban
ant
Megawati Soekarnoputri dan Prabowo Subianto
JAKARTA - SURYA Karena penghitungan cepat oleh lembaga-lembaga survei dan penghitungan sementara KPU (Komisi Pemilihan Umum) sudah cukup bisa mencerminkan peta kekuatan politik pascapemilihan legislatif (pileg), kini sejumlah partai mulai beralih ke wacana pemilihan presiden (pilpres). ■ KE HALAMAN 11
Sumenep
Kursi 8
Kursi 7
Lumajang
Kursi 8
Kursi 8
Jember
Banyuwangi
Malang
DAPIL JATIM VII PD : Edhie B Yudhoyono (1.942) PDIP : Heri Ahmadi (386) PKB : Ibnu Multazam (299)
DAPIL JATIM III PD : Azam Azman Natawijaya (322) PDIP : Achmad Basarah (233) PKNU : Fathorrasjid (33)
DAPIL JATIM VI
PATTAYA - SURYA Pertemuan negara-negara ASEAN atau Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN di Pattaya, Thailand, terpaksa dibatalkan, Sabtu (11/4). Pasalnya, muncul aksi demonstrasi ribuan orang antipemerintah Thailand, yang berujung bentrok dan kerusuhan. Massa pendukung mantan perdana menteri (PM) Thaksin Shinawatra mengenakan pakaian merah-merah —berjuluk demonstran kaus merah— mengepung Hotel Royal Cliff Beach Resort, tempat berlangsungnya pertemuan tersebut di Pattaya. Para petugas keamanan tidak
PD : Anas Urbaningrum (4.145) PDIP : Pramono Anung (1.789) PPP : Yuyon Ali Fahmi (280) PG: Anita Gizelle Lotfi (265)
DAPIL JATIM IV PG : Taufiq Hidayat (2002) PD : Muhammad Nazaruddin (666) PKB : Nur Yasin (458) PDIP : Arif Wibowo (425) PKS : Agoes Kooshartono (164)
DAPIL JATIM V PD : Nurhayati Aliaseggaf (92) PKB : Ali Maschan Moesa (59) PG : Endang Agustini Syarwan (18) PPP : Denada (4) Catatan : data sementara KPU Jatim sampai Sabtu (11/4) pukul 19.00 WIB
Keterangan : (xxx) = Jumlah suara grafis/foto: surya/rendra /dok
Meninggal, Caleg Tetap Dapat Banyak Suara
■ KE HALAMAN 11
DENPASAR - SURYA Meski telah meninggal dunia jauh hari sebelum pencontrengan namun I Gusti Ngurah Winaya —caleg Partai Demokrat (PD) untuk Daerah Pemilihan (Dapil) Denpasar— ternyata masih
Presiden Pi’i
M
menangan tipis, 2-1 atas tuan rumah Sunderland. Adalah remaja 17 tahun asal Italia, Federico Macheda yang kembali menjadi pahlawan Setan Merah, sebutan MU. Ketika para striker MU macam Wayne Rooney atau Carlos Tevez kesulitan menjebol gawang Sunderland, Macheda yang baru satu menit berada di lapangan setelah menggantikan Dimitar Berbatov, menjadi pemecah kebuntuan MU.
Anas Raih ‘2 Kursi’ DPR RI Sekaligus
ap/david longstreath
ARI nyontreng Pi’i mecucu terus. Arek iku gak ngalih tekok tivi, radhio, ambek internet. Sing ditontok mik partai mblukuthuk entuk pira. Bolak-balik arek iku ambegan dawa. Cak Sur gumun. “Koen iku nontoki jenenge sapa se?” “Aku ngenteni jenengku metu. Kaet wingi kok gak onok ya,” jare Pi’i. Cak Sur kuaget. Lho, tibakna Pi’i iku caleg. Tekok partai opo, nomere pira, kok gak eruh aku, batine Cak Sur. Cak Sur ngandhani Pendik. “Tibakno Pi’i wingi nyaleg. Arek iku ngenteni jenenge metu.” Pendik ngabari arek sak kampung. Kuabeh geger marani Pi’i. Sing ditamoni mik meneng. “Koen nggawe jeneng Pi’i sapa se? Moh Pi’i, Achmad Pi’i, Sapi’i, ta Frederic Pi’i? Rumangsaku gak onok caleg jeneng Pi’i,” jare Pendik. “Yo iku rek, caleg sak mene akehe kok gak onok sitok-sitoka sing jenenge Pi’i. Pi’i thok. Aku buingung, mbesuk lek aku dadi presiden opo jenengku yo mik Presiden Pi’i. Ewangana aku milih jeneng. Enake ditambahi opo ya cik krungune nggantheng: Zlobokan Pi’i ta Pi’i Sanjaya?” ■
LONDON - SURYA Drama perebutan puncak klasemen Premiership terus memanas. Hanya dalam hitungan jam, Manchester United (MU) dan Liverpool bergantian saling gusur, Sabtu (11/4). Bermain lebih dulu, Liverpool menggeser MU lewat kemenangan 4-0 atas Blackburn Rovers di Anfield. Tetapi dua jam kemudian, MU balik menggusur Liverpool lewat ke-
memperoleh suara cukup signifikan pada Pemilu 9 April lalu. Dukungan muncul di sejumlah TPS, yang hasilnya direkap oleh Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Denpasar Barat, Sabtu (11/4).
Ngurah Winaya adalah mantan kepala Dinas Perhubungan Kota Denpasar, Bali. Fotonya sebagai caleg untuk DPRD Kota Denpasar sempat dipasang di jalanjalan strategis di Denpasar pada masa kampanye pemi-
lu. Dia mendapat dukungan di sejumlah TPS Dauh Puri Kangin, Denpasar Barat. Hal tersebut diungkapkan Ketua DPC PD Kota Denpasar, AA Ngurah Wira Bima ■ KE HALAMAN 11
ant
Relawan Karina Akrabi Imbas Bencana Lahar Kelud
Menginap di Rumah Warga, Ikut Rasakan Penderitaan Terjangan lahar dingin Kelud akhir Februari lalu menyisakan penderitaan warga di Kecamatan Puncu dan sekitarnya. Ribuan warga di lereng gunung itu kesulitan air bersih, karena sumber air dan dam penampung air bersih musnah diterjang lahar. Saat perayaan Paskah, para relawan di bawah Keuskupan Surabaya pun menyapa warga yang sedang kesusahan tersebut. FAIQ NURAINI KEDIRI
T
IDAK hanya sehari dua hari, belasan anggota relawan dari Karina (Karitas Indonesia)
yang ada di Kediri ini hampir satu bulan penuh membantu ribuan warga di empat desa yang tak bisa mengonsumsi air bersih. Setelah sumber air mereka musnah diterjang lahar di-
ngin, lebih dari 1.500 warga terpaksa mengonsumsi air hujan. Sementara bantuan pemerintah berupa droping air bersih tidak bisa menjangkau ribuan warga yang tesebar di Desa Satak, Sukomoro, Sumbersuko, Dampit, dan Asmorobangun. Pemkab Kediri memang telah meringankan penderitaan warga dengan droping air bersih. Namun droping air bersih ini hanya sampai di wilayahwilayah yang mudah terjangkau. Misalnya di Desa Besowo ■ KE HALAMAN 11
surya/nuraini faiq
PEDULI - Tim relawan Karina saat memberi bantuan air bersih dan sembako di lokasi bencana lahar dingin di lereng Gunung Kelud, Desa/Kecamatan Puncu, Kabupaten Kediri.
C M Y K
HARIAN SURYA
PAGE 01