JUMAT PAHING 5 JUNI 2020 13 SYAWAL 1441 NO 3299/TAHUN 9
RP 2.000
LANGGANAN RP 55.000 TERBIT 16 HALAMAN
Sehari 200 Masker Kain Laku Terjual
YOGYA, TRIBUN - Penjual masker kain dadakan di Yogyakarta memanfaatkan kondisi pandemi vrisu corona untuk mengais rezeki. Satu di antaranya adalah Nur Hida, yang menjajakkan barangnya di lapak tepi jalan di jalan Mas Suharto, Danurejan, Kota Yogyakarta. Dia mengatakan, penjualan masker mencapai 100 lembar per harinya. “Sebenarnya berjualan masker kain belum lama, sekitar satu bulanan.Ternyata peminatnya banyak jadi tetap berjualan sampai sekarang. Dalam sehari 100 lembar masker dapat terjual,” jelas Nur kepada Tribun Jogja, pada Kamis (4/6). Dia menuturkan, masker yang dijual merupakan hasil produksi sendiri. Setiap harinya ia mampu menghasikan masker hingga 200 lembar. “Masker saya buat sendiri dibantu dengan keluarga. Saat ini, kami hanya produksi masker yang berbahan scuba karena banyak peminatnya, apalagi ditambah dengan motif yang bervariasi,”tutur Nur sembari menunjukkan produk maskernya. Satu masker scuba polos dibanderol dengan harga Rp8.000. Sedangkan, untuk satu masker scuba dengan motif dihargai Rp12.000. Tak hanya itu, Nur pun menjadi pemasok masker kain bagi penjual lainnya. “Iya, ada sekitar lima penjual yang mengambil masker kain dari saya.
TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI
PEDAGANG MASKER - Pembeli memilih masker yang dijajakkan di Jalan Brigjen Katamso, Kota Yogyakarta, Kamis (4/6). Masker-masker kain beragam jenis banyak ditawarkan pedagang pinggir
ke halaman 7
jalan dengan kisaran harga Rp10 ribu per buah.
Sebagian PAUD Tak Punya Murid
Mencari Cara untuk Terus Bertahan
Ada sebagian lembaga yang enggak punya murid, mereka tutup. Guru pun bercerita ke kami, ‘Nanti kami harus bagaimana? Kami tidak aktif lagi.
YOGYA, TRIBUN - Di masa pandemi Covid-19, mayoritas lembaga pendidikan anak usia dini (PAUD) tidak menyelenggarakan kegiatan belajar mengajar (KBM) normatif baik, secara luring maupun daring. Berbeda dengan jenjang pendidikan lainnya, PAUD tidak dituntut untuk mengejar aspek akademis, sebab untuk melanjutkan ke jenjang SD, calon peserta didik lebih dipersyaratkan secara usia. Hal tersebut ikut memberi imbas pada nasib lembaga PAUD selama pandemi. Sekretaris Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Indonesia (HIMPAUDI) DIY, Nurahmalia mengatakan sebagian PAUD di DIY harus menutup lembaganya karena orang tua menarik mundur anaknya dari lembaga.
Tiga Hari DIY Nol Kasus Baru
Kembang Kempis
YOGYA, TRIBUN - Tiga hari berturutturut Pemda DIY mengumumkan nol kasus baru Covid-19. Hal ini tercatat sebagai rekor terbaru, di mana sebelumnya rentetan nol kasus Covid-19 di DIY hanya bertahan selama 2 hari. Juru Bicara Pemda DIY untuk Penanganan Covid-19, Berty Murtiningsih, menjelaskan bahwa dengan tidak adanya penambahan kasus baru Covid-19 di DIY, jumlah kasus positif hingga 4 Juni 2020 sebanyak 237. “Hasil nol kasus baru dari pemeriksaan 125 sampel di 3 laboratorium, yakni BBTKLPP, FK UGM, dan RSS (Sardjito),” ungkapnya, Kamis (4/6). Selanjutnya untuk kasus positif
ke halaman 7
ke halaman 7
Video Pilihan TTerbaik
GRAFIS/FAUZIARAKHMAN
Kondisi sekolah PAUD cukup parah terdampak pandemi Covid-19. Mereka tak menyelenggarakan sekolah daring layaknya satuan pendidikan SD-SMA. Dari data HIMPAUDI DIY, beberapa PAUD harus tutup karena tak punya murid. Orang tua murid memilih tidak menyekolahkan anaknya sejak pandemi ini terjadi. Persoalan keuangan menjadi faktor dominan orang tua menarik anaknya dari sekolah.
Ada guru harus tidak menerima gaji karena SPP di lembaganya macet. Sedangkan sekolah tidak sampai hati menarik SPP ke orang tua murid karena tak ada kegiatan belajar mengajar. Saat ini ada 2.980 PAUD, 10.136 pendidik, dan 53.357 peserta didik PAUD se-DIY. Pemerintah pun kesulitan memberikan bantuan lantaran kondisi keuangan yang tak optimal.
Motor Chopper untuk Harian
Terapkan Belajar Jarak Jauh PANDEMI Covid-19 menjadikan PAUD Tunas Harapan Bangsa Yogyakarta menerapkan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) bagi anak didiknya. Pejabat Harian Kepala Sekolah yang juga merangkap sebagai Tenaga Pendidik di PAUD Tunas Harapan Bangsa, Isti Sunarni mengatakan, pembelajaran yang diterapkan di PAUD ini juga mengikuti kurikulum dari dinas pendidikan.
Premier League Lima Kali Ganti Pemain
“Kami juga mengikuti kurikulum yang diterapkan oleh Dinas Pendidikan yaitu pembelajaran yang disiarkan melalui stasiun televisi TVRI itu. Namun karena beberapa kendala yang saya dengar dari orang tua murid seperti ada yang tidak memiliki TV, membutuhkan kuota yang banyak jika harus menon ke halaman 7
Donna Agnesia
P
ASANGAN Darius Sinatrya dan Donna Agnesia berbagi pengalaman hidup berumah tangga. Saat awal pernikahan, Donna mengaku kerap dihantui rasa cemburu pada Darius. (*)
IST
BELAJAR
- Murid PAUD mengikuti pembelajaran jarak jauh dari rumah dengan media televisi.
S TRIBUNNEWS/JEPRIMA
tribunjogja.com
Selain itu, setiap juga berhak mencantumkan sembilan nama di bangku cadangan. Keputusan ini diambil sebagai bentuk kekha-
watiran terhadap kebugaran pemain dan kerentanan mereka terhadap cedera mengingat sudah lebih dari ke halaman 7
Ibu dari Dulu Fokus di Penyakit Menular Sulianti Saroso, ibu dari Anindita Rosyanti Saroso, merupakan anak pertama dari dokter Muhamad Sulaiman yang menjadi dokter.
Hal
LONDON, INGGRIS Premier League memberi lampu hijau kepada timtim untuk melakukan lima pergantian pemain pada sisa musim 2019-2020.
Cerita Putri Sulung Prof Dr Sulianti Saroso (2-Habis)
Cemburu
10
Covid-19 yang telah dinyatakan sembuh pada 4 Juni sebnayak 4 kasus, sehingga jumlah kasus sembuh menjadi 175. “Kasus sembuh adalah kasus 97 lakilaki usia 76 tahun warga Bantul, kasus 102 perempuan usia 59 tahun warga Bantul, kasus 151 perempuan usia 43 tahun warga Sleman, kasus 199 perempuan usia 23 tahun warga Bantul,” bebernya. Terpisah, Anggota Tim Perencanaan Data dan Analisis Gugus Tugas COVID-19 DIY, Riris Andono Ahmad menjelaskan, terkait kasus kesembuhan di DIY yang tinggi, bila data yang
elain Sulianti, ada juga saudaranya yang lainnya di Yogya, jadi dokter. Namanya dokter Suliantoro Sulaiman. Setelah jadi dokter, menurut Anindita, sang ibu sempat @tribunjogja
tinggal di Yogya. Kemudian Sulianti Saroso mendapat tawaran di Tulane University untuk jadi Associate Professor, mengajar di Tulane. Dari situ ibu berangkat lagi ke Amerika, untuk mengajar. Dalam perja@tribunjogjafanspage
lanan pulang, karena anakanaknya sekolah di Swiss, dia sempat mampir ke Swiss. Di sana sang ibu melamar pekerjaan ke WHO hingga akhirnya mau pindah ke Swiss. Satu keluarga pergi ke Swiss ketika ibu bekerja di WHO? Ketika ibu sempat pulang ke Indonesia, ketika sudah zaman Orde Baru, ibu saya ke halaman 7
ISTIMEWA
NAMA RUMAH SAKIT - Nama Prod Dr Sulianti Saroso yang akrab disapa Bu Syul diabadikan jadi nama rumah sakit, karena kegigihannya memberantas penyakit menular.
tribunjogja
tribunjogjatv
HOTLINE PUBLIC SERVICE 2
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
Caranya ketik SMS dengan format: HPS (spasi) Isi keluhan, usulan atau pertanyaanlalu kirim ke
PEMBACA Tribun Jogja, sampaikan keluhan, juga usulan terkait pelayanan publik di sekitar Anda.
Bisa juga melalui surat ke alamat,Redaksi HPS Tribun Jogja,
Atau bisa juga kirim email ke
Jalan Jenderal Sudirman No 52 Yogyakarta
tribunjogja@gmail.com
0821 3384 6010
Kami akan mencarikan jawaban dan tanggapan dari pihak yang berkompeten di bidangnya. Misalnya tentang jalan rusak, pasar kumuh, layanan air, listrik, infrastruktur, administrasi kependudukan, tata kota, fasilitas publik dan lainnya. Mari jadikan daerah kita selangkah lebih baik.
Siswi SMA Stella Duce 1 Yogyakarta Ikuti Wisuda Via Daring Anggaran Pilkada dan Protokol Kesehatan RAPAT kerja tertutup yang digelar Komisi II DPR RI terkait revisi anggaran Pilkada serentak 2020 bersama Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Komisi Pemilihan Umum (KPU), Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), dan Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) pada Rabu (3/6) menyepakati penambahan anggaran untuk pelaksanaan pemilihan kepala daerah tersebut. Ribut Raharjo Penambahan itu bersumber kepada anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN), dengan menyesuaikan kemampuan anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) masing-masing. Sedang besaran anggaran belum ditentukan karena harus dibahas dalam rapat kerja gabungan dengan Menteri Keuangan Sri Mulyani dan Kepala Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Doni Monardo. Mengutip Kompas.com, dalam rapat kemarin Komisi II DPR RI meminta KPU, Bawaslu dan DKPP untuk melakukan restrukturisasi anggaran yang dialokasikan untuk setiap tahapan Pilkada 2020. Pilkada 2020 akan digelar di 270 wilayah di Indonesia yang meliputi sembilan provinsi, 224 kabupaten, dan 37 kota. Semula, hari pemungutan suara Pilkada akan digelar pada 23 September. Namun, akibat wabah Covid-19, hari pencoblosan diundur hingga 9 Desember 2020. Adapun tahapan pra-pencoblosan mulai digelar Juni 2020 ini. Keputusan mengenai penundaan ini tertuang dalam peraturan pemerintah pengganti undang-undang (Perppu) Nomor 2 Tahun 2020 yang ditandatangani Presiden Joko Widodo pada Senin, 4 Mei 2020. Keputusan menggelar Pilkada 2020 pada Desember masih menuai pro kontra. Sebab, kondisi pandemi masih belum bisa diprediksi. Kalaupun tetap dilangsungkan, maka anggaran pun pasti membengkak karena protokol kesehatan harus diterapkan dalam penyelenggaraan event lima tahunan ini. Ketua Komisi II DPR Ahmad Doli Kurnia Tandjung melihat, dari sejumlah nominal yang diajukan KPU, Bawaslu dan DKPP, rata-rata 80 hingga 90 persen digunakan untuk pengadaan alat- alat kesehatan. Satu di antara konsekuensi penerapan protokol adalah menghindari kerumunan atau jaga jarak dan fasilitas cuci tangan atau hand sanitizer. Kondisi ini harus dijawab dengan penambahan TPS dan jumlah bilik suara. Dengan penambahan TPS maka jumlah satu TPS dari 800 orang menjadi 500 orang. Kemudian dengan bertambahnya bilik suara, maka antrean panjang bisa dihindari. Jika pada akhirnya dilaksanakan dan masih dalam situasi pandemi, tentu ini adalah Pilkada yang paling berat perjalanannya. Terlebih bagi calon yang tidak leluasa melakukan sosialisasi. Di sinilah ujian sesungguhnya, bagaimana calon kepala daerah meyakinkan calon pemilihnya dengan visi misi dan program yang kuat. Cara-cara cerdas dan mencerdaskan yang harus digunakan. Jangan sampai ada iming-iming politik uang atau hadiah demi meraih kemenangan. Semoga pandemi Covid-19 ini segera berakhir. (*)
YOGYA TRIBUN - Pelaksanaan Wisuda Purna siswi SMA Stella Duce 1 pada tahun ini berbeda dari tahun-tahun sebelumnya. Dengan mempertimbangkan situasi dan kondisi yang masih belum memungkinkan untuk melaksanakan Wisuda Reguler maka pelaksananaan seremonial penyerahan kembali peserta didik kelas XII kepada orang tua/ wali dilakukan secara daring (dalam jaringan). Proses wisuda dilaksanakan pada hari Sabtu, 30 Mei 2020 di Aula SMA Stella Duce 1 Yogyakarta dan disiarkan secara langsung melalui channel YouTube SMA Stella Duce 1 Yogyakarta. Pada Tahun Ajaran 2019/2020ini, 259 peserta didik kelas XII dinyatakan lulus 100 persen. Namun, pada proses wisuda, para peserta didik diwakili oleh 9 orang siswi yang meraih prestasi akademik dan 5 orang siswi peraih prestasi non akademik. Sembilan siswi berprestasi akademik, adalah 3 siswi terbaik dari masing-masing jurusan MIPA, IPS, dan Bahasa dilihat dari perolehan nilai sekolah. Prestasi terbaik dari program Bahasa
dan Budaya diraih oleh Maria Adinda, Theresia Catalina Rosari Christmandono, dan Regina Dwentiza Yuen. Prestasi terbaik program Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) diraih oleh Yacinta Kirana Diva Wanodya, Bernadeta Karisma Putri, dan Angela Caesa Herawati. Sedangkan prestasi terbaik program Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (MIPA) diraih oleh Daniella Nadia Prijadi, Valensia Putri Melliana, dan Kimberly Michaeline Sidarta. Selain prestasi akademik diatas, SMA Stella Duce 1 juga sungguh menghargai para siswi yang telah berprestasi di berbagai bidang perlombaan hingga ke tingkat nasional maupun internasional. Pada tahun ajaran 2019/2020 ini, terpilih 5 siswi yang memperoleh penghargaan prestasi non akademik, yaitu: Athalia Wynne Prastika (Kejuaraan Basket), Angelicia Nawang Wulan Kinanthi (Kejuaraan Sepatu Roda), Angela Advertia Nugroho (Kejuaraan Dansa), Audy Marera Tanjung (Kejuaraan Bahasa Inggris), dan Daniella Nadia Prijadi (Kejuaraan Kimia). Pelaksanaan wisuda tetap memperhatikan aturan keselamatan. Protokol
YAYASAN TARAKANITA
WISUDA - Proses wisuda purna dilaksanakan secara daring pada hari Sabtu (30/5) di Aula SMA Stella Duce 1. Covid-19 diberlakukan secara tegas untuk seluruh peserta, baik panitia, peserta didik, maupun orang tua. Pengecekan suhu dan pemakaian masker tetap menjadi seleksi awal untuk memasuki area sekolah. Pengaturan tempat duduk berjarak juga diterapkan baik di aula, maupun di ruang tunggu orang tua. Sekolah juga menyediakan wastafel portable di dekat ruang tunggu supaya kebersihan tangan terus terjaga. “Ada momen yang terasa hilang dalam wisuda ini,
pada tahun-tahun sebelumnya kami bisa melepas para siswi dengan jabat tangan dan pelukan, namun kali ini suasana sungguh berbeda. Kami hanya bisa saling menatap dan mengucapkan selamat. Namun di balik kesederhanaan proses wisuda ini, kami yakin para siswi juga mendapat momen dan makna yang tak terlupakan di hari kelulusannya. Yang terutama, kami selalu yakin bahwa karakter Stece akan terus tertanam dalam diri para siswi, hingga merekapun siap
menyongsong masadepan mereka,” ujar Setiawati Gunawan, Humas SMA Stella Duce 1 Yogyakarta. Untuk mengganti momen yang hilang di wisuda kali ini dan untuk mempererat jaringan alumni, SMA Stella Duce 1 akan mengundang kembali para alumni TA 2019/2020 ke sekolah untuk menghadiri acara Pengalungan Samir dan Perpisahan ketika masa pandemi Covid-19 ini berlalu. Acara ini sendiri direncanakan akan dilaksanakan di bulan Desember. (*)
Perbaikan Jaringan Listrik
PELANGGAN PLN yang terhormat, dalam rangka meningkatkan pelayanan dan mengamankan pasokan listrik kepada pelanggan, maka dengan ini kami sampaikan informasi pekerjaan pemeliharaan jaringan listrik Jumat, 5 Juni 2020 Waktu : 13.00 - 16.00 WIB Tujuan/ keperluan : Pemasangan cover Unit Layanan Pelanggan : JOGJA-
PUBLISHER: Herman Darmo VICE PUBLISHER: Agus Nugroho PEMIMPIN REDAKSI/PENANGGUNG JAWAB: Ribut Raharjo PRODUCTION MANAGER: Hendy Kurniawan NEWS MANAGER: Sigit Widya DIGITAL MANAGER: Ikrob Didik Irawan EDITOR SENIOR: Setya Krisna Sumargo EDITOR: Baskoro Muncar, Agus Wahyu Triwibowo, Agung Ismiyanto, Susilo Wahid Nugroho, Singgih Wahyu, Iwan Al Khasni, Joko Widiyarso, Rina Eviana Dewi, Mona Kriesdinar, Muchamad Fatoni, Yoseph Hary Wibowo, Hari Susmayanti REPORTER: Rento Ari Nugroho, Gaya Lufityanti, Yudha Kristiawan, Christi Mahatma, Kurniatul Hidayah, Amalia Nurul, Yosef Leon, Noristera Pawestri, Hanif Suryo, Wahyu Nugroho, Almurfi Sofyan, Miftahul Huda, Maruti A Husna, Sri Cahyani Putri, Nanda Ginting, Fatimah Artayu, Bunga Kartikasari, Dwi L Fajri PEWARTA FOTO: Hasan Sakri VIDEOGRAFER: Bramasto Adhy, Hamim Thohari SLEMAN: Santo Ari Handoko GUNUNGKIDUL: Alexander Ermando KULON PROGO: Andreas Desca, Irvan Riyadi BANTUL: Azka Ramadhan, Ahmad Syarifudin MAGELANG: Rendika Ferry Kurniawan KLATEN: Victor Mahrizal GRAFIS: Muhammad Fauziarakhman TATA WAJAH: Yoga Hersogama, Nugroho Saputro, Afifudin, Yusuf Haryanta OLAH VIDEO: Suluh Prasetya, Turibius Roswanda, Bayu Rusbianto STAF IT: Benny Mail, Arif Purnomo SEKRETARIS REDAKSI: Fembri Nugroho BUSSINES GENERAL MANAGER: Daryono ADVERTISING MANAGER: Leoni Tiendani PROMOTION & PR MANAGER: Adi Satria Mahardika CIRCULATION MANAGER: Domas Agustian AW PRINTING MANAGER: Supriyono HRGA MANAGER: Edy Utama FINANCIAL MANAGER: Ridwan Mulyatno JAKARTA GM CONTENT: Domuara Ambarita GM DIGITAL: Yulis Sulistyawan BIRO JAKARTA: Jalan Palmerah Selatan 3 Jakarta 10270 Telepon (021) 5356766 (7618) Faks (021) 5495360 ALAMAT REDAKSI/BISNIS: Jalan Jenderal Sudirman 52 Yogyakarta, TELEPON dan FAKS: (0274) 564061, EMAIL: tribunjogja@gmail.com WEBSITE: www.tribunjogja.com ALAMAT PERCETAKAN: Jalan Ring Road Barat Km. 8, Trihanggo, Sleman. REKENING: BRI, A/N. PT Media Tribun Yogya : 002901001264304, Bank BCA Cab, Sudirman, A/N. PT Media Tribun Yogya: 0373010500, TARIF IKLAN: DISPLAY HAL. 1: Rp100.000/mmk, DISPLAY BW: Rp22.500/mmk, DISPLAY FC: Rp45.000/mmk, IKLAN KOLOM: Rp10.000/mmk, IKLAN KELUARGA:Rp10.000/mmk, IKLAN BARIS: Rp25.000/mmk. ISI DI LUAR TANGGUNG JAWAB PERCETAKAN
KOTA Lokasi pemeliharaan : Ngabean, Jl. Agus Salim, Jl. Nyi Ahmad Dahlan, Suronatan, Jl. Ngasem, Rotowijayan, Kauman, Alun Alun Utara, Yudo Negaran, Sebagian Jalan Brigjen Katamso dan Wilayah Sekitarnya. Mohon maaf atas ketidaknyamananya, PLN tetap berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat dengan harapan pelanggan bisa segera menyala, dan
kembali menikmati pelayanan listrik dari PLN Imbauan Keselamatan Ketenagalistrikan/ K2: 1.Jangan Mendirikan bangunan, Tiang Antena, Baliho berdekatan dengan jaringan listrik ( jarak aman min.2,5 meter dari jaringan listrik). 2. Jangan bermain layang-layang dibawah/dekat jaringan listrik 3. Jangan melempar/menerbangkan benda asing ke jaringan listrik
4. Jangan melakukan penebangan pohon, bambu, dan tanaman kainnya yang berdekatan dengan jaringan listrik tanpa berkordinasi dengan petugas PLN Humas PT PLN (Persero) UP3 Yogyakarta Unit Pelaksana Pelayanan Pelanggan Jl. Gedongkuning No. 03 Banguntapan Bantul D.I.Yogyakarta
Sertifikasi Produksi Pangan Rumah Tangga
Izin Usaha Peternakan Halo Tribun, saya ingin mengurus izin usaha untuk peternakan sapi saya di kawasan Sleman. Apa saja ya persyaratannya?Matur nuwun. 08782612XXXXX Persyaratan izin peternakan: 1. Fotokopi Kartu Tanda Penduduk pemohon; 2. Surat kuasa apabila dikuasakan dan fotocopi kartu tanda penduduk; 3. Fotokopi Nomor Pokok Wajib Pajak; 4. Fotokopi akta pendirian badan beserta akta perubahannya yang telah disahkan oleh pejabat yang berwenang, apabilan pemohon berbentuk badan; 5. Fotokopi akta pembukaan cabang jika kantor pusat badan berada di luar wilayah daerah dan atau surat penunjukan/ pengangkatan sebagai penanggungjawab kegiatan usaha apabila kantor pusat badan berda di luar wlayah daerah; 6. Fotokopi bukti kepemilikan hak atas tanah; 7. Fotokopi izin gubernur bagi lokasi usaha yang menggunakan tanah kas desa; 8. Fotokopi perjanjian sewa menyewa, perjanjian kerja sama, ata surat kerelaan dari pemilik tanah apabila tanah yang digunakan bukan milik pemohon; 9. Fotokopi kartu tanda penduduk pemilik tanah apabila tanah yang digunakan bukan milik pemohon; 10. Fotokopi dokumen lingkungan dan/atau izin lingkungan; 11. Fotokopi Izin Mendirikan Bangunan; 12. Fotokopi Izin Gangguan; 13. rekomendasi teknis budidaya peternakan dari DP3; dan 14. surat pernyataan bermaterai cukup mengenai kebenaran dokumen persyaratan permohonan izin.
Selamat malam Tribun, saya sedang membuka usaha makanan secara online. Mohon dibantu apa saja persyaratan untuk mengurus sertifikasi PIRTnya? Terima kasih. 08989267XXXX Di kabupaten Sleman sejak tahun 2004 upaya tersebut dilakukan dengan Sertifikasi Produksi Pangan Industri Rumah Tangga ( SPP-IRT ) berdasarkan Peraturan Pemerintah RI Nomor 28 Tahun 2004 tentang Keamanan, Mutu dan Gizi Pangan dan Keputusan Kepala Badan POM RI No. HK. 00.05.5.1640. Di dalam SPP-IRT produsen akan mendapat 2 sertifikat yaitu Sertifikat Penyuluhan Keamanan Pangan (PKP) dan Sertifikat Pangan Industri Rumah Tangga ( P-IRT ). Sebelum tahun 2004, sertifikat untuk produsen berupa Sertifikat Penyuluhan. Untuk selanjutnya di perbaharui menjadi Sertifikat Produksi Industri Rumah Tangga. Adapun Prosedur Un-
tuk Memperoleh SP – IRT adalah : 1. Pengajuan Permohonan Mengisi Form yang disediakan Oleh dinas kesehatan Kab Sleman. 2. Persyaratan a. Pemilik / penanggung jawab * Memliki sertifikat Penyuluhan Keamanan pangan dari dinkes kab/kota b. Pangan yang diproduksi tidak boleh berupa : * Susu dan hasil olahannya * Daging, ikan unggas dan hasil olahannya yang memerlukan proses atau penyimpanan beku * Pangan kaleng berasam rendah * Pangan bayi * Minuman beralkohol * Air minum dalam kemasan * Pangan lain yang wajib memenuhi syarat SNI * Pangan lain yang ditetapkan oleh BPOM dinkes.slemankab.go.id
dpmppt.slemankab.go.id
Gol A B O AB
WB PRC 141 85 295 78 267 96 106 24
TC 19 13 21 5
Gol A B O AB
WB 9 31 12 23
Gol A B O AB
WB PRC 49 46 67 3 -
TC 0 0 0 0
Gol A B O AB
WB PRC 25 0 14 1 4 14 11 11
TC 0 0 0 0
Gol A B O AB
WB PRC PLMA 5 0 8 0 7 0 12 0
Subuh Dzuhur Ashar Maghrib Isya’
04:05 WIB 11:28 WIB 14:36 WIB 17:33 WIB 18:43 WIB
RSPAU dr. S. Hardjolukito, 444562,
, Denpom IV/2 Yogyakarta, 566103, 623733, puskodal_denpom42@yahoo.co.id, RSU Bethesda Lempuyangwangi, 512257, 588002 RS Condong Catur, (0274) 887494
tribunjogja.com
@tribunjogja
@tribunjogjafanspage
tribunjogja
tribunjogjatv
TRIBUN BIZ 3
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
WNA Keturunan Bisa Jadi Investor Kemenkeu Berencana Terbitkan Obligasi Diaspora JAKARTA, TRIBUN - Direktorat Jenderal Pembiayaan dan Pengelolaan Risiko Kementerian Keuangan (DJPPR Kemenkeu) akan menerbitkan instrumen pembiayaan baru yaitu obligasi diaspora atau diaspora bond pada November 2020 mendatang. Direktur Surat Utang Negara (SUN), DJPPR Kemenkeu, Deni Ridwan mengatakan, jadwal penerbitan ini mundur dari target awal yang direncanakan dilakukan pada bulan Agustus 2020. “Target awal sebetulnya kami akan menerbitkan di Agustus 2020, target ini memang cukup ambisius. Namun, dengan adanya corona, persiapan teknis kami cukup mendapat kendala, sehingga kita melihat target baru kira-kira bulan November,” ujar Deni di dalam konferensi pers daring, Kamis (4/6). Namun demikian, Deni mengatakan jadwal penerbitan ini masih tentatif. Pasalnya, penerbitan obligasi ini akan sangat bergantung pada bagaimana persiapan teknis dari DJPPR, serta animo dari masyarakat. Belajar dari pengalaman negara lain saat menerbitkan diaspora bond, kesiapan teknis menjadi salah satu indikator kesuksesan. Selain itu, pihaknya juga masih ingin melihat seberapa besar animo masyarakat yang ingin membeli diaspora bond di tengah pandemi. Sama seperti obligasi lainnya, diaspora bond juga digunakan sebagai sumber pembiayaan lain dalam rangka memenuhi kebutuhan pembiayaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). Selain itu, juga untuk melakukan pembangunan proyek-proyek di Indonesia. Surat utang ini, menargetkan diaspora atau warga negara atau orang-orang
BANTU NEGARA zz Diaspora bond bakal
zz
zz zz zz
segera diterbitkan Kemenkeu pada November 2020. Terbuka untuk investor dari kalangan WNI, diaspora anak WNI, maupun WNA keturunan WNI. Syarat pembelian obligasi harus punya KIMLN. Obligasi diterbitkan dalam denominasi rupiah. Tenor mulai tiga tahun dengan minimal pemesanan Rp5 juta.
keturunan Indonesia yang tinggal di luar negeri untuk menjadi investor. Hal itu menurutnya sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 76 tahun 2017 tentang Fasilitas Bagi Masyarakat Indonesia di Luar Negeri dan Peraturan Menteri Luar Negeri Nomor 7 Tahun 2017 tentang Penerbitan dan Pencabutan Kartu Masyarakat Indonesia di Luar Negeri (KMILN). “Sesuai kesepakatan dengan Kementerian Luar Negeri, target investor yang ingin kita dapatkan dari program ini adalah tentu diaspora yang masih berstatus WNI, diaspora yang Warga Negara Asing (WNA) termasuk juga anak dari WNI atau mantan WNI, atau WNA yang orang tuanya merupakan WNI,” papar Deni. Namun, Deni menjelaskan, investor diaspora bond ini tidak boleh berstatus sebagai diplomat Indonesia di luar negeri. Hal ini dilakukan untuk menghindari adanya conflict of interest. Adapun syarat utama dalam pembelian diaspora bond ini, para investor ha-
rus memiliki KMILN sebagai kartu tanda pengenal yang diberikan oleh pemerintah Indonesia kepada masyarakat Indonesia di luar negeri. Menurut Deni, fungsi KMLIN ini hampir sama dengan Kartu Tanda Pengenal (KTP), yaitu untuk mengidentifikasi apakah investor terkait memang tinggal di luar negeri atau tidak. Rencananya, diaspora bond akan diterbitkan dalam denominasi rupiah dan transaksinya dilakukan melalui sistem e-SBN. Di mana pembayarannya dilakukan melalui bank, pos, atau lembaga persepsi yang sebagian besar hanya bisa menggunakan rupiah. “Kita tawarkan tenornya tiga tahun, bentuknya fixed rate, non tradable, tanpa early redemption, dan minimal pemesanan Rp5 juta dengan maksimal Rp5 miliar,” kata Deni. Ekonom IKS, Eric Sugandi menilai rencana penerbitan diaspora bond ini sebagai ide yang baik. Namun, kemungikan dana yang diperoleh tidak cukup besar dibandingkan dana yang bisa diperoleh dari investor institusional seperti bank, asuransi, fund managers dan lainnya. “Tapi, tidak ada salahnya dicoba. Ikut membantu kebutuhan keuangan pemerintah,” ujar Eric. Ia juga bilang, apabila diaspora bond ini resmi diluncurkan, alangkah lebih baik jika jangan terlalu banyak persyaratan administrasi yang merepotkan investornya. Selain syarat harus memiliki KMILN, Eric bilang, investor juga harus memiliki bank account untuk transaksi tersebut. “Jangan terlalu banyak persyaratan admin yang merepotkan karena bisa saja mereka tidak tertarik,” katanya. (ktn)
ANTARA FOTO/RAHMAD
PERAWATAN - Pekerja melakukan perawatan regulator sektor jaringan gas rumah tangga (jargas) milik PT Perusahaan gas Negara (PGN) di Krueng Geukuh, Kecamatan Dewantara, Aceh Utara, Aceh, Selasa (2/6).
SKK Migas Berharap Pemerintah Setujui Permintaan Insentif JAKARTA, TRIBUN - Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) berharap memperoleh persetujuan atas permintaan-permintaannya bersama Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) dalam menghadapi dampak pandemi Corona dan rendahnya harga minyak dunia. Ada 9 permintaan dari SKK Migas dan KKKS kepada pemerintah saat Rapat Dengar Pendapat bersama Komisi VII DPR RI, awal Mei lalu. Di antaranya, penundaan biaya pencadangan Abandonment Site Restoration (ASR), pemberlakuan tax holiday untuk pajak penghasilan bagi semua WK, hingga penundaan atau penghapusan PPN LNG melalui penerbitan revisi PP 81 hingga pemberlakuan penundaan atau pengurangan hingga 100% dari pajak-pajak tidak langsung kepada WK Eksploitasi. Deputi Operasi SKK Migas, Julius Wiratno mengaku, beberapa poin permintaan tersebut telah dibahas oleh
stakeholder terkait. Bahkan, untuk poin penundaan biaya pencadangan ASR sudah disetujui secara verbal oleh Kementerian Keuangan. Hanya memang, saat ini perlu pembahasan mekanisme lebih lanjut dan lebih rinci. “Kebanyakan permintaan kami adalah seputar relaksasi perpajakan. Minggu lalu, kami sudah rapat dengan Kemkeu. Sekarang lagi dibuat mekanisme detailnya,” ujar dia dalam diskusi virtual, Kamis (4/6). SKK Migas tidak menampik adanya kemungkinan evaluasi atau penyesuaian kembali permintaan insentif yang telah diajukan. Maklum, Indonesia sedang menyongsong era kenormalan baru. Industri hulu migas pun perlu bersiap menghadapi periode tersebut di saat pandemi corona belum usai. Di luar pengajuan insentif atau stimulus kepada pemerintah, SKK Migas juga memiliki sejumlah upaya lain dalam penanggulangan dampak corona dan pe-
Blibli Hadirkan Tur Wisata Visual
Wajib Jaga Jarak Saat Beli BBM zzPertamina Siapkan Protokol Baru Pelayanan di SPBU JAKARTA, TRIBUN - PT Pertamina (Persero) telah menyiapkan protokol atau Standar Operational Procedure (SOP) di SPBU dalam rangka menghadapi era kenormalan baru (new normal). Protokol ini berlaku untuk pekerja, pelanggan, pemasok, maupun mitra selama operasional di SPBU. VP Corporate Communication Pertamina, Fajriyah Usman mengatakan, protokol new normal di SPBU ini adalah penyempurnaan dari protokol antisipasi Covid-19 yang selama ini telah dijalankan dengan baik di seluruh SPBU Pertamina. Di antaranya kewajiban penggunaan masker dan sarung tangan oleh petugas SPBU serta pengecekan suhu badan. “Selain itu, juga dilakukan pembersihan dan penyemprotan disinfektan secara rutin mulai dari dispenser BBM hingga fasilitas toilet dan musala yang ada di SPBU,” jelasnya melalui siaran pers yang diterima Tribun Jogja, Rabu (3/6). Pertamina juga menerapkan kewajiban untuk menjaga jarak aman baik antara petugas SPBU dengan pelanggan maupun antar pelanggan. Kemudian, petugas SPBU diberi tambahan vitaminuntuk meningkatkan daya tahan tubuh dan menjaga kesehatan.
ANTARA FOTO/ ASPRILLA DWI ADHA
PENGAMAN Petugas SPBU di wilayah Depok, Jawa Barat, menggunakan alat pelindung wajah (face shield) saat melayani masyarakat, belum lama ini. Hal itu sebagai upaya untuk melindungi diri dalam pencegahan penyebaran Covid-19.
Fajriyah mengatakan, pelayanan pengisian BBM juga dilakukan beberapa pembaruan, di antaranya terkait jarak aman. Khusus untuk pelanggan kendaraan roda dua, nantinya diwajibkan turun dari motor dan berdiri di samping kendaraan yang berseberangan dengan posisi operator. Sedangkan, untuk pelanggan roda empat, direkomendasikan tetap berada di dalam mobil. “Pelanggan juga dianjurkan untuk tetap menggunakan masker
sesuai dengan ketentuan pemerintah,” sambung Fajriyah. Pelanggan direkomendasikan melakukan transaksi pembayaran secara cashless melalui aplikasi MyPertamina untuk mengurangi risiko terpapar virus Covid-19 melalui perpindahan uang. Seluruh protokol tersebut akan terus disosialisasikan secara masif kepada lebih dari 7.000 SPBU Pertamina yang tersebar di seluruh Indonesia. Faj-
nurunan harga minyak dunia. Misalnya dengan berkoordinasi dengan KKKS terkait review rencana kerja tahun 2020. Kemudian, melakukan comprehensive assessment terkait opsi-opsi harga minyak untuk memperhitungkan keekonomian lapangan. “Kami juga evaluasi kembali penundaan planned shutdown,” imbuh Julius. Selain itu, SKK Migas berkoordinasi dengan stakeholder seperti Kemenkumham, Kemenlu, Kemenhub, dan Pemerintah Daerah terkait pengecualian mobilisasi barang dan personel selama masa pandemi Covid-19 untuk industri migas. SKK Migas juga meminta KKKS untuk melakukan renegosiasi kontrak-kontrak yang ada dalam rangka efisiensi biaya. KKKS juga diharapkan memaksimalkan tangki dan kapal untuk penyimpanan sementara. Tak kalah penting, SKK Migas meminta adanya upaya antisipasi dari para pelaku usaha agar tidak terjadi PHK di industri hulu migas. (ktn)
riyah menambahkan, penerapan skema pelayanan new normal ini sesuai dengan arahan Menteri BUMN. “Pertamina terus mendukung langkah strategis pemerintah dalam menanggulangi pandemi Covid-19. Kami juga melakukan berbagai penyesuaian baik dari aspek manusia maupun teknologi untuk memastikan pelayanan BBM dan LPG kepada masyarakat berjalan lancar dan baik,” pungkas Fajriyah. (ndg)
JAKARTA, TRIBUN - Blibli menghadirkan program Visual Tour yang memungkinkan pelaku industri pariwisata serta pelanggan memenuhi kebutuhan wisata meskipun di tengah pandemi. Program ini berupa jalanjalan virtual ke berbagai destinasi favorit di Indonesia maupun mancanegara. Inisiatif ini sudah tersedia di platform Blibli melalui kategori Tour & Travel sejak 1 Juni 2020. Virtual Tour merupakan bentuk dukungan Blibli pada transformasi digital di industri pariwisata dalam menghadapi era new normal. “Melalui Virtual Tour, Blibli memungkinkan pelaku industri pariwisata, khususnya para travel agent dan tour guide untuk menjalankan roda bisnis mereka meskipun di tengah pandemi,” jelas VP of Blibli Tour & Travel Category, Theresia Magdalena dalam keterangan tertulisnya, Kamis (4/6). Selain itu, Theresia menjelaskan, dibuatnya Visual Tour untuk mengobati kerinduan berwisata para pelanggan secara remotely melalui wisata virtual. Lewat Visual Tour, para tour guide akan berkeliling di sekitar objek wisata dan perjalanan mereka disiarkan secara live streaming melalui video conference. Sembari berwisata
virtual, para tour guide akan memberikan penjelasan mengenai sejarah dan keunikan destinasi wisata tersebut. “Meskipun dilakukan secara virtual, Blibli tetap ingin agar para pelanggan dapat mengintip lebih dekat bangunan bersejarah, memahami kebudayaan lokal, serta merasakan keindahan destinasi-destinasi wisata tersebut,” ujar Theresia. Sebagai tahap awal, Blibli mengangkat destinasi Jam Gadang di Bukittinggi, Padang. Selanjutnya, Blibli akan menghadirkan perjalanan virtual ke Lawang Sewu, Semarang. Tidak terbatas pada obyek wisata domestik, Blibli juga akan menghadirkan pengalaman perjalanan virtual ke destinasi internasional yang populer, termasuk Korea, China, dan Eropa. Program Virtual Tour ini disebutnya didukung oleh berbagai travel agent ternama, termasuk ONTA (Online Travel Assistance)-KongkoWisata, PT Kereta Api Pariwisata-KA Wisata, dan GOCHINA. Para pelanggan dapat menikmati perjalanan virtual selama 60 menit via video conference. Tarifnya mulai dari Rp25.000Rp30.000 untuk perjalanan virtual domestik dan Rp50.000Rp150.000 untuk destinasi internasional. (ndg)
Restrukturisasi Jangkau 7,93 Juta Debitur JAKARTA, TRIBUN - Otoritas Jasa Keuangan ( OJK) melaporkan, sektor jasa keuangan telah merestrukturisasi 7,93 juta debitur dengan nilai outstanding restrukturisasi mencapai Rp597,75 triliun. Kepala Dewan Komisioner OJK Wimboh Santoso mengatakan, nilai itu terdiri dari restrukturisasi yang diberikan perbankan dan perusahaan pembiayaan.
tribunjogja.com
Total restrukturisasi di sektor perbankan sebesar Rp517,2 triliun terhadap 5,33 juta nasabah hingga 26 Mei 2020. Dari jumlah outstanding tersebut, restrukturisasi diberikan kepada 4,55 juta debitur UMKM dengan nilai Rp250,6 triliun dan restrukturisasi kepada 780.000 debitur non-UMKM dengan total Rp266,5 triliun. “Ini restrukturisasi di perbankan. Jadi
@tribunjogja
kita dalam melakukan mapping, ada 3 klaster debitur, yaitu debitur UMKM, debitur BUMN, dan debitur kelompok/perusahaan swasta,” kata Wimboh dalam konferensi video, Kamis (4/6). Sementara itu, restrukturisasi di perusahaan pembiayaan per tanggal 2 Juni 2020 telah menjangkau 2,6 juta kontrak dengan nilai Rp80,55 triliun. Sementara, 485.000
@tribunjogjafanspage
kontrak sisanya masih dalam proses persetujuan. Lebih lanjut Wimboh menuturkan, OJK bersama pemerintah dan Bank Indonesia telah meluncurkan beragam kebijakan di tengah pandemi Covid-19. Hal itu membuat volatilitas di pasar keuangan bergerak stabil cenderung menguat. Tercatat selama bulan Mei 2020, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menguat di an-
tara level 4.605 hingga 4.847,5. Dana asing masuk di pasar saham Rp8 triliun (net buy) dan di pasar SBN Rp7,07 triliun SBN. “Sementara, di bulan April masih mencatatkan net sell. Mudah-mudahan recover dan normal. Ke depan kami akan menjaga dan memberikan informasi yang positif kepada pasar agar sentimen positif masyarakat tetap terjaga,” pungkas Wimboh. (kpc)
tribunjogja
tribunjogjatv
JATENG SQUARE MAGELANG-KLATEN
4
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
BLT Tidak untuk Berfoya-foya KLATEN, TRIBUN - Penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Tahap 1 Dana Desa Tahun Anggaran 2020 bagi Kepala Keluarga (KK) miskin terdampak Covid-19 di Desa Ngaran, Polanharjo, Klaten dilakukan pada Rabu (3/6). Kepala Desa Ngaran, Sri Amidi mengingatkan para penerima BLT agar bantuan tidak digunakan untuk berfoya-foya. BLT hanya digunakan untuk mempertahankan ketahanan pangan yang diutamakan saat masa pandemi Covid-19. “BLT tahap 1 sudah cair, dari 108 orang yang mengambil BLT dibagi tiga tahap dan berbeda jam. Nantinya usai diberikan, pemerintah desa juga akan mengawasi BLT digunakan dengan baik atau tidak. Jangan dipakai berfoya-foya,” kata Sri Amidi.
PERAWATAN
- Petugas membersihkan kompleks candi Pandawa di kawasan dataran tinggi Dieng, Banjarnegara, Jawa Tengah, Kamis (4/6). Pihak pengelola kawasan wisata Dieng masih menutup seluruh obyek wisata sejak tangal 17 Maret 2020 sampai waktu yang belum ditentukan.
Ketua Gugus Tugas PP Covid 19, Sri Mulyani turut menyaksikan dan memberikan bantuan mewakili Pemerintah Desa Ngaran secara simbolis kepada dua warga Ngaran yaitu Widodo Wido Martono dan Janatun. Sri Mulyani berpesan BLT ini tolong dibelanjakan dengan bijak dan baik. Jika ketahuan tidak digunakan sebaik-baiknya, akan dicoret. Selain itu, kedisiplinan masyarakat adalah kunci sukses demi berakhirnya virus corona dan menekan jumlah pasien Covid-19. “Senin dan Selasa kemari ada penambahan dua orang positif virus corona. Masyarakat tolong selalu menjalankan protokol Covid 19. Memakai masker apalagi akan memasuki new normal, cuci tangan, jaga jarak,” jelas Sri Mulyani. (vim)
ANTARA FOTO/ANIS EFIZUDIN
Kegiatan Keagamaan Diperbolehkan Pengelola Wajib Membatasi Jalur Keluar Masuk Rumah Ibadah
MAGELANG, TRIBUN - Kegiatan keagamaan di tempat ibadah di Kota Magelang boleh kembali dilaksanakan pada Jumat (5/6) hari ini. Syaratnya, masyarakat wajib menerapkan protokol kesehatan. ”New Normal keagamaan sudah diberlakukan, diperbolehan untuk ibadah di masjid, mushola dan gereja,” kata Sekda Kota Magelang, Joko Budiyono, usai rapat koordinasi gugus tugas di kantor Wali Kota Magelang, Kamis (4/5). Kebijakan ini diambil menimbang Surat Edaran (SE) nomor 15/2020 Menteri Agama tentang Panduan Penyelenggaraan Kegiatan Keagamaan di Rumah Ibadah dalam Mewujudkan Masyarakat Produktif dan Aman Covid-19 di Masa Pandemi. Pada surat tersebut diberikan kelonggaran kegiatan keagamaan di rumah-rumah ibadah untuk semua agama. Begitu juga kegiatan umat Islam yang telah disampaikan dalam Maklumat MUI serta Dewan Masjid Indonesia (DMI). Atas dasar itu, Pemkot Magelang juga mengeluarkan surat pemberitahuan resmi nomor 451/283/123 ter-
New Normal keagamaan sudah diberlakukan, diperbolehan untuk ibadah di masjid, mushola dan gereja. tanggal 4 Juni 2020. Dalam surat ini dijelaskan secara teknis kewajiban pengurus, takmir ataupun penanggungjawab rumah ibadah. Dalam surat tersebut, pihaknya meminta adanya petugas untuk melakukan dan mengawasi protokol kesehatan di area rumah ibadah, pembersihan dan disinfeksi secara berkala di area rumah ibadah. Selain itu, pengelola wajib membatasi jumlah pintu atau jalur keluar masuk rumah ibadah dan menyediakan fasilitas cuci tangan atau hand sanitizer di pintu masuk dan keluar rumah
ibadah. Alat pengecekan suhu tubuh juga wajib tersedia. Adanya pembatasan jarak pakai tanda khusus di lantai atau kursi minimal satu meter dan pengaturan jumlah jamaah. Diimbau juga mempersingkat waktu pelaksanaan ibadah tanpa mengurangi ketentuan kesempurnaan ibadah, dan memasang imbauan protokol kesehatan. Pengurus juga wajib membuat surat pernyataan kesiapan menerapkan protokol kesehatan yang ditentukan. Masyarakat atau jamaah juga harus memenuhi persyaratann tertentu antara lain jamaah harus sehat. Juga, memastikan jika rumah ibadah telah memiliki surat keterangan aman Covid-19 dari pihak berwenang, menggunakan masker dan menjaga kebersihan tangan. “Hindari kontak fisik seperti salaman atau berpelukan, menjaga jarak, menghindari berdiam lama/ berkumpul di rumah ibadah, anak-anak dan lansia maupun orang yang berisiko tertular Covid-19 tidak boleh beribadah ke rumah ibadah,” pungkas Joko. (rfk)
Pemkab Magelang Susun Regulasi ‘New Normal’ MAGELANG, TRIBUN - Pemerintah Kabupaten Magelang sedang merancang regulasi atau pedoman penerapan kenormalan baru atau ‘New Normal’. Regulasi yang rencananya dituangkan dalam Peraturan Bupati Magelang tersebut akan mengatur bagaimana penerapan kenormalan baru di semua sektor. Kepala Bappeda dan Litbangda Kabupaten Magelang, Sugiyono menuturkan, Pemkab Magelang tengah merancang pedoman untuk penerapan ‘New Normal’ di semua lini. Kerangka formal sedang disusun bersama segenap Organisasi Perangkat Daerah (OPD).
“Kerangka formal dan rancangan tengah disusun dan dibahas bersama OPD. Saat ini sedang dipadukan dan nantinya akan menjadi rancangan peraturan bupati (Perbup),” kata Sugiyono, Kamis (4/6). Belum adanya pedoman tetap soal kenormalan baru ini, maka rancangan Perbub nanti, Pemkab Magelang akan mengadopsi Keputusan Mendagri nomor 440-842 tentang Keputusan Mendagri tentang perubahan atas Keputusan Mendagri nomor 440-830 tahun 2020 tentang pedoman tatanan normal baru produktif dan aman COVID-19 bagi ASN di ling-
57 Desa Bakal Jalani Rapid Test MAGELANG, TRIBUN - Rapid test akan dilaksanakan secara masif dan agresif di beberapa wilayah Kabupaten Magelang. Hal ini dilakukan sebagai langkah antisipasi penyebaran penyakit. Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Magelang, Retno Idrastuti mengatakan, rapid test secara masif ini akan dilakukan untuk lebih dari 2.000 sasaran yang tersebar di 57 desa prioritas di Kabupaten Magelang. “Di desa-desa tersebut dilakukan uji rapid test karena di sana pernah terjadi kasus positif maupun PDP (Pasien Dalam Pengawasan),” kata Retno, Kamis (4/6). Lebih lanjut, Retno menuturkan bahwa sebanyak 57 desa itu tersebar di 24 wilayah kerja Puskesmas di 16 kecamatan yang ada di Kabupaten Magelang. Kecuali, Kecamatan Pakis, Salam, Grabag, dan Sawangan. “Sasaran rapid test prirotas kepada lokasi yang pernah terjadi kasus positif dan PDP. Uji rapid test akan dilaksanakan minggu depan, mulai Senin (8/6) hingga Rabu (10/6) secara serempak,” kata Retno. Dijelaskan Retno, rapid test dilaksanakan demi melacak penyebaran penyakit di sejumlah wilayah prio-
Di desa-desa tersebut dilakukan uji rapid test karena di sana pernah terjadi kasus positif maupun PDP (Pasien Dalam Pengawasan). ritas. Dengan demikian, pihaknya dapat melakukan langkah antisipasi sejal dini jika terdeteksi terdapat kasus Covid-19 di wilayah itu. Terkait adanya tren penambahan pasien sembuh, pihaknya meminta pasien yang sembuh dapat melakukan isolasi mandiri terlebih dahulu. Tujuannya, agar tubuh mereka dapat kembali bugar setelah sebelumnya dirawat di rumah sakit. Pasien yang dinyatakan sembuh ini telah mengalami uji swab sebanyak dua kali dengan hasil negatif. Proses pemulihan dari masingmasing pasien berbeda, sehingga penanganan memang membutuhkan cukup banyak waktu. “Tujuan isolasi mandiri ini untuk menuntaskan terapi selama 14 hari. Usai dirawat di rumah sakit
tentu perlu pemulihan kondisi badan. Lama dirawat di rumah sakit, hampir rata-rata setengah bulan, pemulihan tubuhnya, pemulihan semangatnya,” ujar Retno. Kasus positif bertambah Satu kasus terkonfirmasi positif Covid-19 baru di Kabupaten Magelang, Kamis (4/6). Ia merupakan warga Kecamatan Secang. Seorang pria berusia 37 tahun dan memiliki riwayat perjalanan dari Tangerang. Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Magelang, Nanda Cahyadi Pribadi mengatakan, pasien tersebut kini dirawat di RSJ Prof Dr Soerojo Kota Magelang. Kendati terdapat penambahan satu pasien positif baru, terdapat satu pasien positif yang juga dinyatakan sembuh setelah hasil swab keduanya negatif. Ia adalah seorang perempuan berusia 21 tahun, warga Kecamatan Tegalrejo. Sebelumnya, ia dirawat di RSUD Tidar Kota Magelang. Dengan tambahan satu pasien positif baru dan satu yang sembuh, maka jumlah kasus positif Covid-19 di Kabupaten Magelang tetap 42 orang. Sementara, jumlah pasien positif yang sembuh bertambah menjadi 60 orang. (rfk)
Tak Ada Penolakan Jenazah Covid-19 di Klaten
kungan Kemendagri dan Pemerintah Daerah. Selain itu, masing-masing OPD atau SKPD dapat merujuk pedoman dari kementerian terkait atau instansi di atasnya, baik berupa Surat Edaran atau lainnya, menjadi rujukan dalam penyusunan Perbup. Pedoman tadi dapat dimodifikasi dan dapat diterapkan sesuai dengan keadaan di Kabupaten Magelang. “Harapannya masyarakat bisa melakukan kegiatan new normal yang namanya normal itu adalah bagaimana melakukan aktivitas-aktivitas dengan protokol Covid-19,” tutur Sugiyono. (rfk)
KLATEN, TRIBUN - Pemerintah Kabupaten Klaten menegaskan bahwa di daerahnya tidak ada penolakan pemakaman jenazah Covid-19 apabila dilakukan dengan protokol kesehatan. Tanggapan tersebut disampaikan menyusul adanya informasi bahwa pada Rabu (3/6) dini hari telah dilakukan pemakaman jenazah Covid-19 di Kecamatan Bayat yang tidak sesuai prosedur. Disebutkan bahwa sekitar 25 warga desa yang kontak erat harus menjalani isolasi mandiri. “Saya kira di Kabupaten Klaten tidak ada penolakan (pemakaman jenazah Covid-19) sepanjang sudah dilakukan sesuai protokol ke-
sehatan,” kata Koordinator Lima Wilayah Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Klaten, Ronny Roekmito, Kamis (4/6). Oleh sebab itu, masyarakat diminta jujur dan melapor pada gugus tugas setempat apabila ada anggota keluarga yang meninggal berkaitan dengan Covid-19, supaya dapat dilakukan protokol pemakaman yang aman. Ditegaskan Ronny, pemakaman jenazah Covid-19 akan aman dilakukan jika sesuai prosedur. Maka dari itu perlu untuk diketahui sebab kematian terlebih dahulu. Jika warga tidak jujur dalam menyampaikan sebab
kematian, rentetannya akan panjang. Termasuk apabila penyebab kematian tidak diketahui sejak awal sehingga pemakaman yang dilakukan bisa jadi tidak sesuai prosedur seharusnya. “Misalnya berkaitan dengan pemakaman jenazah Covid-19 memerlukan kelengkapan APD (Alat Pelindung Diri) khusus dan prosedur pemakaman khusus,” kata Ronny. Selanjutnya, disamping mengharapkan kejujuran dari masyarakat, maka gugus tugas baik tingkat desa maupun RW di seluruh Kabupaten Klaten diminta agar dapat menelusuri penyebab kematian warganya. Dengan mengetahui pe-
nyebab kematian tersebut maka dapat memberikan penjelasan pada masyarakat terkait apa yang harus dilakukan dan tata cara pemakaman yang aman. Pihaknya menambahkan bahwa tidak semua kematian mendadak harus menggunakan prosedur pemakaman jenazah Covid-19. Akan tetapi, sangat penting untuk mengetahui sebab kematian dari awal. “Tentu tidak semua sebab kematian mendadak menggunakan protokol pemulasaran jenazah Covid-19, tetapi mohon untuk semuanya sekarang penyebab kematian untuk dapat diketahui lebih awal,” imbuhnya. (vim)
Satpam Ditemukan Tak Bernyawa di Sungai
IST
EVAKUASI - Proses evakuasi seorang satpam yang meninggal di Sungai Bengawan Solo, Sragen, Kamis (4/6).
tribunjogja.com
@tribunjogja
SRAGEN, TRIBUN - Satpam perempuan bernama Sugiyanti (33) yang dikabarkan hilang sejak Rabu (3/6) sore akhirnya diketemukan, Kamis (4/6) pagi dalam keadaan tak bernyawa dan mengapung di Sungai Bengawan Solo Dukuh Cremo RT 11, Sribit, Sidoharjo, Sragen. Jasad korban dapat dievakuasi oleh tim SAR gabungan dari unsur TNI-Polri, BPBD Sragen, PMI, Basarnas, PSC 11 119 Sragen, dan para relawan dan juga warga. Kepala Markas PMI Sragen, Wahdadi mengungkapkan, saat proses pencarian, tim melaku@tribunjogjafanspage
kan penjagaan dan penghadangan dengan pemantauan lampu ke arah Sungai Bengawan Solo. Perahu karet juga disiagakan. “Tetapi dari malam hingga pagi korban masih belum diketemukan tanda-tanda, pada pukul 06.10 akhirnya jenazah diketemukan mengapung dan langsung dievakuasi ke kamar jenazah RSUD Dr Soehadi Prijonegoro,” terangnya. Kapolsek Sidoharjo, AKP Agung Ari Purnowo menyampaikan, almarhumah telah meninggalkan rumah sejak Selasa (2/6) sekitar pukul 09.30 me-
ngenakan seragam satpam dengan mengendarai sepeda motor Honda Vario. Pada Rabu (3/6) sekitar pukul 10.00 dari pihak perusahaan tempat dimana korban bekerja datang ke rumah almarhum untuk mencari tahu karena korban tidak masuk kerja. “Setelah itu pukul 10.30 Polsek Sidoharjo menerima pengaduan dari masyarakat telah menemukan satu unit korban dan sepasang sepatu warna hitam di pinggir sungai Bengawan Solo Dukuh Tenggak, RT 11, Desa Tenggak,” terang Agung. tribunjogja
Agung mengungkapkan, diduga korban terjun ke aliran sungai Bengawan Solo. Atas dasar analisa awal itu maka sore harinya dilakukan pencarian terhadap korban di sepanjang aliran sungai Bengawan Solo sebelum ditemukan pada Kamis (4/6). Dari hasil pemeriksaan team medis RSUD Soehadi Prijonegoro tidak ditemukan tandatanda kekerasan pada tubuh korban. Almarhum telah diserahkan ke kediamannya di Desa Patihan, Kecamatan Sidoarjo, Kabupaten Sragen. (Tribun Jateng) tribunjogjatv
JOGJA SP RT LAND 5
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
SEMPAT KHAWATIR Pilih Berkumpul Dengan Keluarga
E
KS palang pintu PSS Sleman, Fachrudin Aryanto mengaku sempat khawatir lantaran sang istri, Veronita Anjar Rianto harus tetap menjalankan tugas sebagai polisi wanita di tengah pandemi. Wanita yang dipersunting Fachrudin Juli 2017 silam ini sehari-hari bertugas di Polres Ponorogo. Ia pun tak memungkiri sangat khawatir dengan kesehatan sang istri. Apalagi, situasi terkini di Ponorogo menunjukkan peningkatan kasus Covid-19 walau tidak ditetapkan sebagai zona merah. Barubaru ini, Bupati Ponorogo, Ipong Muchlissoni, mengonfirmasi ada lima pasien positif di wilayahnya menjadi to-
Fachrudin Wahyudi Aryanto
TTL: Klaten, 19 Februari 1989 Tinggi : 180 cm Berat: 70 kg Posisi: Bek
Karier
2007–2012 PSS Sleman 2012–2014 Persepam Madura Utama 2015–2016 Sriwijaya FC 2017–2018 Madura United 2019 Persija Jakarta (pinjaman) 2020 Madura United
Saya berpesan agar berhati-hati saja dan menjaga diri karena sering bertemu orang banyak di tempat kerja. tal 23 orang. Bek yang kini berseragam Madura United tersebut awalnya sangat cemas, apalagi pekerjaan polwan melibatkan orang banyak. “Saya khawatir, apalagi awal-awal (Covid-19 masuk Indonesia) kemarin,” kata Fachrudin dilansir Tribun Jogja dari laman Kompas.com, Kamis (4/6). Meski begitu, perlahan Fachrudin mulai bisa memahami bahwa ini adalah bagian dari profesi sang istri. Ia pun percaya jika sang istri bisa menjaga diri sebaik mungkin. “Saya berpesan agar berhati-hati saja dan menjaga diri karena sering bertemu orang banyak di tempat kerja,” ucap pemain kelahiran Klaten, 19 Februari 1989 tersebut. Sejak kompestisi Liga 1 2020 berhenti kegiatan tim Madura United praktis diliburkan. Pulang ke daerah masingmasing menjadi pilihan mayoritas pemain, tidak terkecuali Fachrudin. “Sebenarnya kangen juga dengan rutinitas sebagai pesepak bola, apalagi lumayan lama ini istirahatnya,” katanya. “Namun, mau bagaimana lagi karena situasi memang seperti ini. Harus kita manfaatkan untuk berkumpul dengan keluarga saja.” imbuh Fachrudin. Libur panjang ini menjadi hikmah tersendiri, mengingat sebagai kepala rumah tangga dia jarang mendapatkan kesempatan berkumpul besama dengan keluarga. Dia pun sangat senang merasakan kehangatan suasana keluarga di rumah bersama istri dan putra kecilnya Daffaro Adams Athafariz. Setelah hampir tiga bulan, Fachrudin juga mengaku sudah mulai rindu dengan lapangan hijau karena masa istirahat karena libur latihan kali ini cukup lama. “Namun, mau bagaimana lagi karena situasi memang seperti ini. Harus kita manfaatkan untuk berkumpul dengan keluarga saja.” pungkas pemain yang musim 2019 sempat dipinjamkan ke Persija Jakarta ini. (han/kpc)
FOTO: DOK. OFFICIAL MADURA UNITED/GRAFIS: FAUZIA RAKHMAN
Atletik dan Sepatu Roda Batal Try Out YOGYA, TRIBUN - Sejumlah cabang olah raga (cabor) Puslatda DIY batal mengikuti try out tahun ini akibat pandemi Covid-19 di Tanah Air. Dua cabor tersebut adalah atletik dan sepatu roda. Atlet jalan cepat andalan DIY, Bayu Prasetyo mengatakan bahwa atletik terpaksa batal mengikuti dua agenda sekaligus yaitu Jatim Open pada Maret lalu dan Jateng Open Juli mendatang. “Hampir di tahun ini tidak ada kejuaraan sama sekali,” ujar Bayu kepada Tribun Jogja belum lama ini. Meski begitu, Bayu mengaku legawa sebab yang terpenting saat ini
tribunjogja.com
ialah kesehatan dan keselamatan atlet dan semua pihak yang terlibat dalam event olahraga tersebut. “Kalau saya pribadi yang terpenting kita bisa bebas dari Covid-19 terlebih dahulu untuk kepentingan semua, meskipun saya sendiri yang hidup dari dunia olahraga menjadi sangat terganggu, “ kata Bayu. “Saya juga berharap muncul kesadaran yang kuat dari masyarakat sehingga angka penyebaran virus corona bisa terus menurun dan kita bisa bebas dari itu lalu bisa beraktifitas seperti semula dengan gaya hidup yang lebih sehat,” imbuhnya. Terpisah, pelatih sepatu
roda DIY, Sugeng Lasono menuturkan bahwa timnya batal mengikuti Kejurnas yang semestinya digelar pada Februari lalu. Padahal DIY sudah bersiap mengirimkan atletnya untuk uji coba di Jakarta. “Ya batal ikut. Kami masih menunggu agenda try out tahun depan sembari melihat situasi dan kondisi,” ujarnya. Dikatakan, sejauh ini para atlet terus berlatih intensif. Namun, tetap sesuai protokol kesehatan dan instruksi dari KONI DIY. “Untuk Mei sampai Desember kami menunggu kejelasan dari KONI DIY, tapi yang jelas saat ini latihan mandiri masih berjalan,” pungkasnya. (han)
@tribunjogja
Slemania Tak Setuju Liga Tanpa Suporter SLEMAN, TRIBUN - Kelompok suporter PSS Sleman dari wadah Slemania tidak setuju terkait wacana jika Liga 1 2020 digulirkan tanpa adanya penonton di stadion. Meski pembahasan mengenai kelanjutan kompetisi liga 1 dan 2 masih belum jelas, namun Slemania mendorong PSSI untuk tidak terlalu memaksakan kompetisi di tengah pandemi. “Ditunda sampai pandemi berakhir lebih realistis, karena kompetisi di liga kita bergantung pada penjualan tiket pertandingan,” ujar Ketua Slemania, Rengga Dian Senjaya, Kamis (4/6). Menurut Rengga, jika kompetisi dipaksakan tanpa penonton di tribun tentu hal itu akan berdampak bagi pemasukan klub. “Jika dilanjutkan dengan tanpa penonton mungkin akan menjadi ganjalan bagi klub. Kecuali PSSI mau merugi dan berkorban untuk berlangsungnya kompetisi. Tapi saya rasa itu tidak mungkin,” tambahnya. Sepak bola, sambung Rengga, merupakan olahraga yang bertujuan untuk menghibur masyarakat dan klub sepak bola dimanapun berada @tribunjogjafanspage
Jadi kalo kompetisi dilanjut tanpa adanya suporter di stadion untuk apa ada sepakbola. Karena sepakbola dan suporter itu simbiosis mutualisme. Ada yang kurang rasanya melihat sepakbola tanpa adanya suporter di dalam stadion. tentu membutuhkan dukungan dari suporter. Begitu pula klub yang juga pasti butuh dukungan suporter. “Jadi kalo kompetisi dilanjut tanpa adanya suporter di stadion untuk apa ada sepakbola. Karena sepakbola dan suporter itu simbiosis mutualisme. Ada yang kurang rasanya melihat sepakbola tanpa adanya suporter di dalam stadion,” tandasnya. tribunjogja
Tunggu detail operasional Direktur PT Putra Sleman Sembada (PSS), Hempri Suyatna meminta PSSI segera menyusun protokol kesehatan dan detail operasional secara jelas dan rinci andai kompetisi Liga 1 2020 kembali digulirkan, September 2020 mendatang. Protokol kesehatan dan detail operasional yang dimaksud ialah meliputi teknis pertandingan serta aturannya misal digelar dengan atau tanpa kehadiran penonon. Hempri menilai, PSSI harus mempertimbangkan betul perkembangan pandemi Covid-19 di Pulau Jawa yang diproyeksikan menjadi lokasi pertandingan dan juga angka kasus Corona di Indonesia pada umumnya. “Tetap mempertimbangkan situasi dan kondisi pandemi ini. Kalau memang boleh dihadiri penonton, skenarionya di lapangan bagaimana dan ketika tidak boleh dihadiri penonton, dijelaskan seperti apa,” kata Hempri. “Harapan kami ketika kompetisi kembali digelar ya tetap ada penonton agar atmosfer pertandingan terasa,” imbuhnya. (han/mur) tribunjogjatv
JOGJA REGION 6
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
Langsung Dikarantina Jika Reaktif Pemkab Sleman dan Gunungkidul Lakukan Rapid Test Lagi SLEMAN, TRIBUN - Dinas Kesehatan (Dinkes) Sleman menggelar rapid test atau uji cepat Covid-19 bagi 300 orang peserta, Kamis (4/6) di GOR Pangukan. Dari uji cepat itu, didapati 11 orang reaktif rapid test. Rapid test itu digelar dengan peserta dari Aparatur Sipil Negara (ASN) dari lingkungan UPTD pasar, tenaga kebersihan, karyawan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Sleman, dan sebagian ASN serta petugas medis yang belum mengikuti tes sebelumnya. “Dari total 300 orang yang melaksanakan rapid test, 11 di antaranya dinyatakan reaktif,” ujar Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit Dinas Kesehatan Kabupaten Sleman, dr. Novita Krisnaini. Pihaknya langsung mendaftarkan peserta yang reaktif untuk menjalani tahap swab test dan dikarantina di Asrama Haji Yogyakarta. Novi juga mengatakan, permintaan tes cepat di Sleman sementara ini masih bisa terpenuhi dan agenda terdekat akan dilakukan di pasar tradisional pada 9 Juni mendatang. Rapid test rencananya akan menyasar masyarakat di 14 komunitas pasar yang ada di Sleman. Bukan hanya pasar besar melainkan juga pasar-pasar desa. Di antaranya, Pasar Prambanan, Condongcatur, Gamping, Godean, Sleman 1, Jangkang, Ngino, Cebongan, Colombo, Stan Maguwo, Tempel, Gentan, Nologaten, serta Rejon-
Dari total 300 orang yang melaksanakan rapid test, 11 di antaranya dinyatakan reaktif. dani. Pelaksanaan rapid test rencananya digelar di puskesmas terdekat dari pasar. Diproyeksikan ada 700 orang dari 14 pasar yang akan mengikuti rapid test tersebut, masing-masing pasar dijatah peserta 50 orang. Juru bicara Gugus Tugas Covid-19 Sleman, Shavitri Nurmaladewi menjelaskan, kegiatan ini bertujuan untuk memastikan tidak ada penyebaran Covid-19 antara pedagang dan pembeli di pasar tradisional. “Tes cepat di 14 pasar tradisional tersebut rencananya akan digelar serentak pada 9 Juni 2020 mendatang dan tidak memungut biaya atau gratis,” jelasnya. Telusuri kontak Uji cepat juga kembali dilakukan Dinas Kesehatan Gunungkidul. Kali ini menyasar 271 warga Desa Karangmojo, Kecamatan Karangmojo yang diketahui telah melakukan kontak dengan dua pasien terkonfirmasi positif dari desa tersebut. Kepala Dinkes Gunungkidul, Dewi Irawaty mengatakan proses penelusuran
kontak (contact tracing) dan pemeriksaan rapid test sudah menunjukkan hasil. “Sebanyak 9 dari 271 warga dinyatakan reaktif setelah menjalani rapid test,” jelas Dewi, Kamis (4/6). Menurut Dewi, proses penelusuran kontak dilakukan begitu dua warga pertama dinyatakan positif Covid-19. Keduanya diketahui berprofesi sebagai pedagang keliling antar kota. Mereka pun sempat berinteraksi dengan 271 warga tersebut. Sedangkan pemeriksaan rapid test dilakukan pada 2-3 Juni 2020 kemarin. Begitu diketahui reaktif, Dewi mengatakan, kesembilan warga tersebut langsung menjalani tes swab untuk memastikan kondisinya. “Sementara menunggu hasilnya, mereka saat ini sudah dibawa ke Wisma Wanagama, Playen untuk menjalani karantina,” kata Dewi. Berdasarkan data terkini Dinkes Gunungkidul, sebanyak 28 spesimen saat ini masih dalam proses uji laboratorium. Secara keseluruhan, sebanyak 475 spesimen sudah diambil, di mana 408 spesimen dinyatakan negatif. Hingga Kamis pun tidak ada penambahan kasus positif Covid-19 di Gunungkidul. Sampai saat ini, terdapat 39 kasus Covid-19 secara akumulatif di mana 31 pasien sudah sembuh, 7 masih dalam perawatan, dan 1 dinyatakan meninggal dunia. “Sampai saat ini, terdapat 384 OTG reaktif rapid test secara akumulatif,” kata Dewi. (nto/alx)
ISTIMEWA
DETEKSI AWAL - Uji
cepat atau rapid test terkait Covid19 kembali digelar Dinas Kesehatan Sleman, Kamis (4/6) di GOR Pangukan. Tes itu diikuti oleh sekitar 300 orang.
Materi PAUD Disampaikan Lewat Whatsapp GUNUNGKIDUL, TRIBUN - Aktivitas belajar di lembaga Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Gunungkidul maupun Kulon Progo dihentikan sementara waktu selama pandemi Covid-19. Para siswa diminta untuk ‘bermain di rumah’. “Kalau PAUD ini istilahnya bukan ‘Belajar di Rumah’, lebih tepatnya ‘Bermain di Rumah’,” jelas Kabid PAUD Dinas Pendidikan, Pemuda, dan Olahraga (Disdikpora) Gunungkidul, Nani Asyfiah, Kamis (4/6). Nani menjelaskan, metode ini dipilih sesuai konsep PAUD yang memang berfokus pada pengembangan karakteristik anak didik. Pada model Bermain di Rumah ini, peran orang tua lebih dimaksimalkan. Antara lain dengan mengefektifkan penggunaan grup percakapan guru dan orang tua di aplikasi WhatsApp di mana materi bersifat sti-
AP 1 Pertimbangkan Layanan Dokumen Kesehatan di Bandara KULON PROGO, TRIBUN - PT Angkasa Pura 1 mempertimbangkan opsi penyediaan layanan pemeriksaan kesehatan terkait Covid-19 bagi para pengguna jasanya. Hal itu seiring meningkatnya permintaan dokumen kesehatan dan surat keterangan bebas Covid-19 dari masyarakat yang hendak melakukan perjalanan ke luar kota. PTS General Manager PT AP 1 Bandara YIA, Agus Pandu Purnama, mengatakan tak menutup kemungkinan pihaknya menyediaan layanan rapid test di bandara. Apalagi, layanan penerbangan rencananya akan dibuka kembali secara normal pada 7 Juni menda-
tang sesuai surat edaran dari Gugus Tugas Penanangan Pandemi Covid-19. Adanya layanan tersebut memungkinkan para calon pengguna jasa penerbangan memiliki alternatif tambahan untuk pengurusan dokumen kesehatan. “Iya. Kita coba pertimbangkan untuk itu,” kata Pandu kepada Tribun Jogja, Kamis (4/6). Ia menambahkan, penyediaan layanan rapid test sebelumnya juga sudah pernah dilakukan di bandara, bekerjasama dengan sebuah rumah sakit di Yogyakarta. Layanan belum dilakukan kembali mengingat kebutuhannya saat itu berbeda. “Waktu itu, sudah kita kerjasama dengan RS, habis sekitar
500 (kit) rapid test. Ini kita sedang jajaki lagi, apa mungkin untuk dilakukan lagi,” terangnya. Mengingat tes cepat yang diselenggarakan pada jasa layanan kesehatan bersifat umum, pengguna jasa penerbangan tentu bisa lebih mudah mengurus dokumen kesehatan jika tersedia di bandara. Sehingga, bisa menghindari adanya potensi antrean pada tempat lain di waktu yang sama serta mempersingkat waktu yang diperlukan untuk mengurusnya. Seorang calon pengguna jasa penerbangan, Harry (31) mengatakan, tigak bisa segera tersedianya dokumen kesehatan ini sempat menghambat perjalanannya untuk urusan peker-
jaan. Di sisi lain, tiket pesawat sudah terlanjur dipesan untuk jadwal keberangkatan tertentu. Dirinya pun harus menyesuaikan jadwal penerbangan dengan waktu tersedianya dokumen kesehatan tersebut. Belum lagi, rencana perjalanannya diperkirakan selama 5 hari. Sementara, masa berlaku surat keterangan bebas Covid-19 hanya 3 hari. Ia berharap ada alternatif cara pengurusan dokumen kesehatan sehingga bisa linier dengan estimasi waktu penerbangan. “Jadi, kalau di sana (jasa kesehatan) antre, yang lain, khususnya yang mau naik pesawat, bisa ke maskapai, misalnya begitu,” kata Harry. (air)
DPRD Bantul Buka Posko Pengaduan Covid-19 BANTUL, TRIBUN - DPRD Kabupaten Bantul berinisiatif membuka posko layanan dan pengaduan bagi masyarakat terkait penanganan Covid-19 oleh pemerintah setempat. Rencananya, posko pengaduan tersebut akan beroperasi secara penuh mulai Senin (8/6) mendatang. Ketua DPRD Bantul, Hanung Raharjo mengatakan, posko ini menerima aduan masyarakat, baik secara pribadi, kelompok, hingga instansi. Menurutnya, seluruh bentuk aduan bakal ditampung oleh pihaknya, mencakup soal layanan kesehatan maupun bantuan dari pemerintah. “Nanti bisa ketemu, tatap muka langsung selama jam kerja. Tapi, bisa juga le-
tribunjogja.com
wat online via Whatsapp atau SMS, kita siap melayani 24 jam,” katanya, Kamis (4/6). Politisi PDI Perjuangan tersebut menyampaikan, posko ini dibuka guna meningkatkan dan menajamkan fungsi pengawasan legislatif. Ia pun menilai, dalam hal ini masyarakat perlu dilindungi, terutama yang terkena dampak pandemi corona dan pihaknya mencoba menjembatani. Dengan adanya laporan langsung dari masyarakat, penanganan melalui Pansus Covid-19 yang sudah dibentuk DPRD Bantul diharapkan bisa lebih akurat. Selama ini legislatif seringkali mendengar keluhan, namun tidak ada sumber yang mempertanggungjawabkan.
@tribunjogja
Pimpinan DPRD menurutnya sudah berkomunikasi dengan seluruh anggota untuk tugas piket bergiliran dalam teknis pengoperasian posko. Setiap harinya ada perwakilan dari unsur pimpinan lembaga tersebut untuk menerima aspirasi masyarakat. Wakil Ketua DPRD Kabupaten Bantul, Nur Subiantoro berujar, legislatif memang bukan eksekutor dan tidak bisa menyelesaikan polemik secara langsung. Sehingga, posko ini sifatnya sebatas menjembatani aduan dari masyarakat. “Jika harus diutarakan pada pemkab, nanti pimpinan mengkomunikasikan berdasar laporan yang sudah dibahas di pansus,” pungkasnya. (aka)
@tribunjogjafanspage
mulan diberikan kepada siswa. Agar orang tua bisa memahami materi yang diberikan, guru-guru PAUD diarahkan untuk memberikan materi berupa video contoh yang mudah diikuti oleh anak-anak. Selanjutnya, orang tua juga memberikan laporan pada guru terkait penerapan materi tersebut di rumah. Ia mencontohkan materi tentang cara mencuci tangan yang benar hingga jenisjenis makanan bergizi yang perlu diberikan untuk anak-anak usia dini. “Jadi, disesuaikan juga dengan kondisi Covid-19 saat ini, di mana anak-anak dilatih untuk menerapkan pola hidup bersih dan sehat,” ujarnya. Berdasarkan Data Pokok Pendidikan Disdikpora Gunungkidul, Nani mengatakan terdapat 1,193 PAUD yang aktif sam-
pai saat ini. Para guru pun diarahkan untuk tetap menyapa para anak didiknya melalui orang tua masing-masing. Hal yang sama juga dilakoni peserta didik PAUD di Kulon Progo. Kabid Pembinaan PAUD dan PNF, Disdikpora Kulon Progo, Maryati, menyampaikan bahwa pihaknya telah menyiapkan panduan yang dapat digunakan untuk pembiasaan pembentukan karakter anak. “Intinya ada lima kegiatan dan guru bisa berimprovisasi dengan catatan tidak memberatkan orang tua,” ungkapnya. Pada pelaksanaannya, peran orang tua sangat penting karena harus memantau dan membimbing langsung anaknya. “Modelnya, anak diberikan tugas yang nantinya akan dibimbing langsung oleh orang tua,” ungkapnya. (alx/abe)
Marak Peredaran Obat Terlarang di DIY SLEMAN, TRIBUN - Direktorat Reserse Narkoba Polda DIY menangkap dua orang tersangka penyalahgunaan obat terlarang sepanjang akhir Mei hingga awal Juni 2020. Kabid Humas Polda DIY, Kombes Pol. Yuliyanto, menerangkan bahwa kedua tersangka ditangkap atas dua kasus berbeda terkait penyalahgunaan obat terlarang. Tersangka pertama berinisial S (42), warga Mlati Sleman yang ditangkap pada 29 Mei dengan barang bukti 1.410 butir pil Trihexyphenidhyl. Tersangka kedua berinisial AAP (22), warga Gamping Sleman yang ditangkap pada 1 Juni dengan barang bukti 20 butir pil Riklona/Clonazepam dan 2.477 butir pil berwarna putih bertuliskan Y. Direktur Reserse Narkoba Polda DIY, Kombes Pol Ary Satriyan menerangkan bahwa tersangka S membeli obat berbahaya itu dari temannya dan bertransaksi di pasar Sleman. Saat ini polisi masih memburu teman tersangka. “Dia beli per seribu butir harganya Rp1,5 juta. Sela-
ISTIMEWA
DITAHAN
- Dua tersangka penyalahgunaan obat-obatan terlarang menjalani pemeriksaan di Polda DIY.
in dipakai sendiri juga diedarkan, dijual per 100 butir sehara Rp190 ribu. Jadi, kalau dia laku 1.000 butir, bisa untung Rp400 ribu,” ujarnya Kamis (4/6). Tersangka S ini sudah menjual pil koplo ini selama empat tahun. Per tiga bulan dia membeli 1.000 butir kemudian dia edarkan. Sedangkan tersangka AAP membeli psikotropika melakui situs jual beli online seharga Rp.602.000 per
tribunjogja
1.000 butir. Dari pengakuan tersangka, ia sudah menjalankan bisnis terlarang ini selama dua bulan. Ia menawarkan obat-obatan terlarang tersebut di Facebook dan dijual seharga Rp200 ribu per 100 butir. “Keuntungan setiap proses jual beli rata-rata Rp900 ribu sampai Rp1 juta. Keuntungan yang menggiurkan ini menjadi salah satu pemicu maraknya peredaran narkoba,” ungkapnya. (nto)
tribunjogjatv
TRIBUN BUFFER 7
Malut Diguncang Gempa Kuat
MALUKU, TRIBUN - Maluku Utara (Malut) kembali diguncang gempa kuat. Setelah Maluku Utara diguncang gempa berkekuatan M 5,0 pada Kamis (4/6) pukul 15.49 WIB, kurang dari lima jam kemudian atau tepatnya pukul 20.12 WIB, kawasan ini diguncang gempa dengan parameter awal M 5,0 dan parameter updatenya M 4,7. Hasil analisis Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menunjukkan, episenter gempa terletak pada koordinat 1,26 LU dan 126,38 BT. Tepatnya berlokasi di laut pada jarak 122 kilometer arah Barat Laut Kota Ter-
Terapkan Belajar zz Sambungan Hal 1
ton di handphone, dan ada yang mengeluhkan jika anaknya ada yang bangunnya kesiangan jadi tidak sempat untuk menonton program acara televisi tersebut sehingga saya harus memberikan pembelajaran yang lain,” jelas Isti saat ditemui Tribun Jogja, Kamis (4/6). “Oleh sebab itu, kami memberikan pembelajaran pengembangan karakter anak seperti pengembangan tematik. Biasanya saya memberikan tugas melalui grup WhatsApp orang tua siswa misalnya menggambar bintang atau menggambarkan kegiatan yang dilakukan bersama dengan orang tua misalnya memasak dan lainlain. Sehingga antara anak dan orang tua saling aktif. Anak bisa belajar dan orang tua tetap bisa mengerjakan kegiatan sehari-hari,” sambungnya. Melalui pengembangan ini, anak-anak secara langsung dapat melakukan pengamatan dan dapat menyimpulkan dari apa yang dilihatnya dari pengamatan tersebut. PAUD Tunas Harapan Bangsa ini membagi program pembelajaran menjadi dua, yaitu rombongan belajar usia 2-4 tahun dan usia 5-6 tahun. Sedangkan untuk penerimaan siswa baru di PAUD Tunas Harapan Bangsa, Isti mengatakan tidak mengacu sesuai dengan tahun ajaran. “Ada orang tua dari beberapa siswa yang memasukkan anaknya di awal atau pertengahan. Biasanya saya memberikan masa percobaan dulu selama seminggu. Jika anak tersebut mulai nyaman dengan teman-teman dan lingkungannya, orang tua siswa baru saya kasih formulir pendaftaran. Soalnya ada yang di tengah jalan anaknya tidak mau melanjutkan sekolah,” ucapnya.
Tiga Hari zz Sambungan Hal 1
disajikan memang sesuai maka artinya Covid-19 di DIY sudah terbukti berhasil ditekan. “Kalau datanya memang betul, kita bisa mengendalikan (Covid-19). Kembali semuanya tergantung pada datanya. Kita tidak tahu seberapa besar (kasus) Covid-19 sebenarnya. Kita hanya bisa melakukan estimasi berdasarkan data,” bebernya. Laporan konfirmasi kasus Covid-19 di DIY per 4 Juni 2020 adalah total pasien dalam pengawasan (PDP) sebanyak 1.580 orang, di mana 116 orang masih menjalani perawatan. Berdasarkan hasil laboratorium, 237 orang dinyatakan positif (175 orang sembuh, 8 orang meninggal dunia), 1.184 orang dinyatakan negatif, dan masih menunggu hasil laboratorium sebanyak 159 orang (19 orang meninggal dunia). Sementara itu, total orang dalam pemantauan (ODP) yang tersebar di seluruh DIY yakni 6.906 orang. Data nasional Jumlah pasien yang dinyatakan positif Covid-19 di Indonesia masih terus bertambah. Berdasarkan data pemerintah hingga Kamis (4/6) pukul 12.00 WIB, ada penambahan 585 kasus positif Covid-19 selama 24 jam terakhir. Dengan demikian, jumlah pasien positif Covid-19 kini sebanyak 28.818 orang. Data tersebut diungkapkan Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan Virus Corona, Achmad Yurianto, dalam konferensi persnya di tribunjogja.com
nate, Maluku Utara, pada kedalaman 10 kilometer. Kepala Pusat Gempa Bumi dan Tsunami BMKG, Rahmat Triyono, dalam keterangan tertulisnya mengatakan, memperhatikan lokasi episenter dan kedalaman hiposenternya, gempa yang terjadi merupakan jenis gempa dangkal akibat aktivitas deformasi Lempeng Laut Maluku. “Hasil analisis mekanisme sumber menunjukkan bahwa gempa bumi memiliki mekanisme pergerakan naik,” ujar Rahmat. Gempa ini tidak berpotensi tsunami. (kpc)
Isti menambahkan, untuk biaya yang harus dibayarkan jika ingin mendaftarkan anaknya di PAUD Tunas Harapan Bangsa yaitu sebesar Rp30.000 per bulan. Dengan biaya SPP tersebut, tenaga pendidik pun dituntut untuk ikhlas. Bahkan tenaga pendidik di PAUD ini hanya mendapatkan gaji Rp5.000 setiap kali mengajar. “Dan selama pandemi Covid-19 ini, juga tidak mendapatkan gaji karena kami tidak menuntut untuk bayaran SPP, orang tua hanya mengisi infak secara sukarela. Untung di bulan Mei kemarin mendapatkan bantuan dari dinas pendidikan. Bantuan tersebut lalu kami bagikan kepada teman-teman pendidik yang lain,” bebernya. Untuk sekarang ini siswa yang terdapat di PAUD Tunas Harapan Bangsa berjumlah 27 orang, yang terdiri dari 12 siswa berjenis kelamin laki-laki dan 15 siswa perempuan. “Dengan kondisi seperti ini, di akhir tahun ajaran nanti, kami juga tidak membuatkan rapor karena pembelajaran yang kurang efektif. Namun, kami akan membuatkan Surat Keterangan Kepesertaan bagi siswa yang lulus sebagai bukti bahwa anak tersebut pernah mengikuti pembelajaran di PAUD,” tuturnya. Ia melanjutkan, dengan kondisi sekarang ini dengan adanya pandemi Covid-19, untuk ke depannya pembelajaran di PAUD Tunas Harapan Bangsa menyesuaikan dengan peraturan yang ditetapkan dari dinas pendidikan. Sementara itu, menindaklanjuti penetapan perpanjangan status tanggap darurat bencana Covid-19, maka Dinas Pendidikan (Disdik) Sleman memperpanjang masa pembelajaran jarak jauh, termasuk untuk PAUD. Plt Kepala Disdik Sleman, Arif Haryono telah mengeluarkan surat edaran (SE)
nomor 421/1795 tentang pembelajaran masa tanggap darurat penyebaran Covid-19 di lingkungan pendidikan Kabupaten Sleman. Ia menyatakan, dengan belum memungkinkan pembelajaran dilakukan dengan tatap muka, maka aktivitas pembelajaran di lingkungan satuan pendidikan di Sleman tetap menggunakan metode pembelajaran jarak jauh pada satuan pendidikan jenjang PAUD, TK, SD , SMP dan satuan pendidikan nonformal. Perpanjangan pembelajaran jarak jauh ini mulai tanggal 2-19 juni 2020. “Selama ini aktivitas pembelajaran untuk PAUD tidak ada, tapi mulai kemarin PAUD termasuk TK kita minta untuk menerapkan belajar di rumah,” ujarnya, Kamis (4/6). Sesuaikan kondisi sekolah Teknis pelaksanaan disesuaikan dengan kondisi masing-masing sekolah dan masing-masing orang tua/wali murid. Ada yang sistem penugasan melalui Whatsapp, ada yang mengumpulkan tugas dua sampai tiga hari sekali. “Yang penting ada aktivitas pembelajaran bagi anak-anak kita. Pembelajaran tentu beda dengan SD. Kalau PAUD lebih banyak dilakukan dengan penugasan dan berantung orang tua wali,” imbuhnya. Menurut Arif, hal tersebut juga berlaku untuk siswa kelas 1-3 SD yang juga memerlukan bantuan orang tua. “Orang tua harus ikut aktif, karena tidak mungkin PAUD sampai SD kelas 3 bisa mandiri,” ujarnya. Sistem belajar di rumah ini akan berlangsung sampai 19 Juni. Arif menerangkan, pada tanggal 20 Juni dijadwalkan untuk penerimaan hasil belajar atau kenaikan kelas. Kemudian untuk tanggal 21 juni hingga 12 juli 2020 libur akhir tahun pelajaran. “Nanti 13 juli masuk tahun ajaran baru,” ungkapnya. (scp/nto)
Graha BNPB, Jakarta, Kamis (4/6/2020). “Kita konfirmasikan bahwa terdapat kasus konfirmasi positif sebanyak 585 orang, totalnya menjadi 28.818 orang,” kata Yuri, Kamis sore. Jumlah pasien sembuh dari Covid-19 juga bertambah 486 orang selama 24 jam terakhir. Pasien dinyatakan sembuh setelah dua kali dinyatakan negatif dalam pemeriksaan laboratorium polymerase chain reaction (PCR) sehingga total 8.892 orang sembuh dari Covid-19. Kendati demikian, Yuri mengatakan, masih terjadi penambahan jumlah pasien meninggal sebanyak 23 orang. Total kasus meninggal dunia akibat Covid-19 kini berjumlah 1.721 orang. PKL Malioboro Pemerintah Kota (Pemkot) Yogyakarta tidak melarang pedagang kaki lima (PKL) kembali berjualan, namun demikian PKL diminta untuk menerapkan protokol kesehatan. Wakil Wali Kota Yogyakarta, Heroe Poerwadi mengatakan, pihaknya sudah berdiskusi dengan komunitas Malioboro. Diskusi tersebut membahas terkait kemungkinan PKL kembali berjualan di Malioboro. Ia menyoroti beberapa hal terkait PKL Malioboro. Pertama terkait kerumuman dan juga protokol kesehatan. “Kita sudah tiga kali berdiskusi. Nantinya juga ada protokol baru yang diterapkan di Malioboro. Yang jelas ada jaminan tidak ada kerumunan di jalan gang. Ada batasan agar orang jalan tidak papasan, jadi perlu jalur orang jalan ke utara dan Selatan,” katanya, Kamis (4/6). “Malioboro jadi kawasan wajib masker, ha-
rus ada tempat cuci tangan. Pakai masker, jaga jarak, dan cuci tangan itu mutlak,” sambungnya. Agar mengurangi kontak, ia meminta PKL untuk mengurangi kapasitas dagangannya sementara, sambil menunggu kondisi pulih. “Mungkin ada batasanbatasan tertentu yang dikelola oleh teman-teman pedagang. Mereka lebih siap untuk menata diri, dan mereka lebih tahu, terutama agar ada jarak,” ujarnya. Terpisah, Pengurus Paguyuban PKL Tri Darma, Paul Zulkarnain, mengakui banyak anggotanya yang sudah mulai berjualan. Namun demikian, paguyuban tidak mengharuskan PKL berjualan lagi. “Kalau masih punya tabungan tidak berjualan dulu tidak apa-apa, tidak harus jualan. Saya juga belum berjualan. Tapi kami apresiasi teman-teman yang sudah berjualan. Bukan berarti kita mati suri, ini saatnya kita babat alas (merintis),” ungkapnya. Paul menambahkan, seluruh seluruh komunitas kawasan Malioboro sudah rapat dan bersepakat untuk mengikuti protokol kesehatan. “Kita sudah rapat komunitas kawasan Malioboro, termasuk lesehan, angkringan, semua yang ada di Malioboro. Sekarang bagaimana kita menyikapi new normal, masker wajib digunakan, pelindung wajah, hand sanitizer,” tambahnya. “Untuk jaga jarak, sementara kita sedang upayakan dengan sekat dari plastik dulu. Kita juga siapkan tempat cuci tangan untuk pengunjung. Silakan berjualan lagi, dengan catatan protokol itu harus dipatuhi,”tutupnya. (kur/kpc/maw)
@tribunjogja
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
Sehari 200 zz Sambungan Hal 1
Terkadang juga ada yang pesan dan datang langsung ke rumah,” ujar Nur. Hal serupa pun dirasakan Ismara, penjual masker di Jalan Abu Bakar Ali, Kotabaru, Kota Yogyakarta. Penjualan masker dalam sehari bisa mencapai 200 lembar. “Pada pertengahan Maret permintaan sudah banyak, ditambah diperboleh-
Sebagian PAUD zz Sambungan Hal 1
“Ada sebagian lembaga yang enggak punya murid, mereka tutup. Guru pun bercerita ke kami, ‘Nanti kami harus bagaimana? Kami tidak aktif lagi.’ Yang kami berikan adalah semangat ke para pendidik untuk tidak nglokro (putus asa),” ungkap Lia, sapaan akrab Nurahmalia kepada Tribun Jogja, Rabu (3/6). “Kami beri pengertian bisa enggak diajak komunikasi lagi orang tuanya. Coba diajak lagi (orang tua). Mungkin orang tua ada masalah keuangan, jadi memutuskan, ya, sudah enggak usah sekolah lagi,” sambung Lia. Selain itu, lanjut dia, HIMPAUDI DIY juga melakukan pendekatan kepada cabangcabang HIMPAUDI di kabupaten/kota untuk berkomunikasi ke lembaga-lembaga PAUD di daerahnya. “Kami coba untuk HIMPAUDI daerahnya berkomunikasi ke lembaga-lambaga tersebut,” ucapnya. Lia mengakui, ada permasalahan yang cukup kompleks dialami lembaga-lembaga PAUD di tengah situasi pandemi. “Ada yang tidak bisa menerima gaji karena SPP di lembaganya macet, jadi harus punya strategi untuk bisa mempertahankan. Sementara, kalau tetap menagih SPP ke orang tua juga kondisinya lagi seperti ini. Padahal enggak ada pembelajaran (KBM), kami pun tidak enak hati,” tutur Lia. Dia menjelaskan, kasus lembaga PAUD yang tidak aktif lagi berada di beberapa ka-
Ibu dari zz Sambungan Hal 1
ditawari jabatan di Direktorat Jenderal P4M. Ibu saya sempat menolak karena sudah mendapat pekerjaan di WHO. Ternyata ibu saya merasa terpanggil, merasa harus mengabdi. Akhirnya diterima sama ibu. Setelah itu karir ibu saya di dunia kesehatan makin bersinar. Mulai dari megang P4M, kemudian menjabat LRKM. Begitulah sejarah karir ibu saya. Ibu saya dokter spesialis penyakit menular. Bagaimana sosok ibu Syul di mata anak-anaknya? Ibu saya wanita yang sangat bijaksana. Tidak pernah gosip. Ambil keputusan juga sangat bijaksana. Saya juga melihat sosok ibu saya sebagai orang yang sangat pintar. Saya itu bisa menyelesaikan sekolah ketika dibantu ibu saya saat sedang buntu menulis thesis.
Premier League zz Sambungan Hal 1
tiga bulan berlalu semenjak musim dihentikan pada medio Maret dan musim yang akan berlangsung lebih padat. Hal ini disampaikan dalam pernyataan resmi Premier League yang menyetujui perubahan sementara terhadap peraturan sepak bola pada Kamis (4/6). “Para Pemangku Kepentingan di Premier League menyetujui perubahan sementara ke peraturan terkait pergantian pemain. Untuk sisa musim 2019-2020, jumlah pergantian pemain dalam satu laga akan ditingkatkan dari tiga ke lima,” tutur pernyataan tersebut. “Hal ini berkaitan dengan perubahan sementara ke Laws of the Game yang dibuat oleh International Football Association Board bulan lalu.” “Para Pemangku Kepent@tribunjogjafanspage
kannya penggunaan masker kain oleh pemerintah untuk mencegah corona, dalam sehari bisa 200 lembar terjual,” ucap dia Ismara mengaku, pada bulan Maret 2020,penjualan maskernya mengalami permintaan yang paling tinggi. “Saya bisa meraih keuntungan sekitar Rp60 juta. Itu (keuntungan) sudah dipotong dengan modal,” terang Ismara. Adapun, masker yang dijual didapatkannya dari para
tetangga di rumahnya yang memproduksi masker. Dalam sehari, Ismara harus memiliki stok masker hingga 100 lembar. “Masker saya ambil dari para tetangga, kemudian saya jual lagi. Biasanya saya stok masker 100 lembar per harinya, karena banyak dari pekerja kantoran yang tiba-tiba membeli dalam jumlah banyak,” papar Ismara. Harga masker yang dijual pun berbeda-beda tergantung bahan pembuatannya. Untuk jenis scuba dijual de-
ngan harga Rp10.000, jenis katun Rp15.000, sedangkan yang paling mahal jenis masker motor yang tebal seharga Rp30.000. “Masker yang paling banyak dicari jenis scuba dengan motif, dalam sehari bisa habis hingga 10 lusin (120 lembar). Setelah scuba, biasanya jenis masker motor yang berbahan tebal yang diminati terutama, pegawai kantoran kemarin saja ada yang pesan hingga 600 lembar,” ujar Ismara. (ndg)
bupaten di DIY. Kasus tersebut menurutnya terjadi pada lembaga yang tidak menerima bantuan operasional penyelenggaraan (BOP) maupun yang menerima BOP. “Kami terima laporan dari lembaga di kabupaten. Kalau di Kota Yogyakarta belum ada,” ungkapnya. Ditanya tentang jumlah PAUD yang menutup lembaganya, Lia pun belum bisa memastikan karena baru menerima laporan-laporan dan belum mendata. “Kami tidak ingin ini menjadi menular (ke lembaga-lembaga lain),” imbuhnya. Sebagai salah satu cara untuk tetap memberdayakan dan mengaktualisasi para pendidik dan tenaga kependidikan PAUD di tengah pandemi, Lia mengatakan HIMPAUDI pusat membuat program Teacherpreneur. Yakni program wirausaha yang dikembangan di antara anggota HIMPAUDI sendiri. “Melalui Teacherpreneur, dagangan dijual ke temanteman sendiri. Sudah ada pelatihan daring juga, bagaimana mengomunikasikan dagangan bisa laku. Kalau ada yang butuh barang apa kami rekomendasikan (dagangan teman). Jadi memanfaatkan jaringan HIMPAUDI sendiri,” paparnya. Lia menyebut, saat ini ada 2.980 PAUD se-DIY yang terdiri atas KB, TPA, dan SPS. Sementara, ada 10.136 pendidik dan 53.357 peserta didik PAUD se-DIY. Pendataan Kepala Bidang Pendidikan Nonformal dan PAUD Dinas Pendidikan Kota Yogyakar-
ta, Sugeng Mulyo Subono mengatakan, dirinya mengakui di situasi pandemi ini banyak lembaga PAUD yang harus tutup. Namun, secara resmi dirinya belum menerima laporan terkait hal tersebut. “Laporan belum ada, tapi kami mencari tahu dari forum PAUD. Jangankan (PAUD) yang kecil, yang besar saja collapse (jatuh),” ujar Sugeng. Sugeng memaklumi kondisi seperti ini membuat daya beli masyarakat rendah. “Otomatis (kemampuan) masyarakat dalam mengiur (SPP) akan rendah, apalagi anak belajar di rumah. Semakin tidak ada cashflow untuk sekolah,” tuturnya. Di sisi lain, kata dia, pemerintah juga sulit untuk membantu secara finansial kepada lembaga yang bermasalah di kondisi sekarang ini. “Cashflow pemerintah juga masalah. Karena pendapatan daerah juga minim, aktivitas pajak, wisata, dan sebagainya hampir berhenti. Padahal (anggaran) Kota (Yogyakarta) itu hampir semuanya dari situ. Kalau kita bicara finansial sulit sebenarnya,” urainya. Di sisi lain, Sugeng menjelaskan BOP tahap pertama untuk TK dan PAUD di Kota Yogyakarta sudah cair. Sebagian BOP tersebut, sebagaimana kebijakan Menteri Pendidikan, dapat digunakan sebagai gaji guru selama April dan Mei 2020. “BOP sifatnya mengintervensi kepada yang tidak mampu. Kalau sudah mampu, tidak minta BOP,” tandas Sugeng. Pencairan BOP
Sementara, Kasie PAUD Dinas Pendidikan Kota Yogyakarta, RR Sri Hartati, mengungkapkan sebanyak 387 PAUD dan TK di Kota Yogyakarta yang mengajukan BOP telah menerima pencairan dana tahap pertama pada 20 Mei 2020. Adapun besaran BOP adalah Rp600 ribu per tahun per peserta didik dan diberikan dalam dua tahap. Ada beberapa persyaratan bagi TK dan PAUD menerima BOP, di antaranya lembaga minimal memiliki 10 orang peserta didik berusia di bawah 7 tahun yang terdata di Dapodik, memiliki NPSN, NPWP, serta rekening lembaga. Selain itu, membuat rincian kegiatan sekolah (RKS). Menurut Tati, sapaan akrab Sri Hartati, tidak semua lembaga TK dan PAUD di DIY mengajukan BOP. “Di Kota Yogyakarta BOP (TK dan PAUD) setiap tahun tidak pernah terserap semua, paling sekitar 75 persen saja,” tambahnya. Tati merinci, saat ini di Kota Yogyakarta total terdata sebanyak 722 lembaga TK dan PAUD. Dengan rincian 220 TK, 79 KB, 43 TPA, dan 380 SPS. “BOP tetap digunakan untuk membeli bahan anakanak belajar di rumah. Selain itu bisa digunakan untuk komponen pendukung, seperti disinfektan dan kebutuhan administrasi, juga untuk kegiatan pemeliharaan ringan. Boleh juga untuk membeli pulsa anak yang tergolong warga KMS, untuk pulsa guru juga. Komponen pendukung boleh untuk gaji guru selama April dan Mei 2020,” paparnya. (uti)
Saat itu ibu secara khusus datang ke luar negeri, ke tempat saya kuliah untuk bantu saya menulis thesis sampai selesai. Kapan RSPI Sulianti Saroso berdiri dan sejak kapan pakai nama ibu? RSPI Sulianti Saroso itu baru dibangun dan diresmikan pada tahun 1994 kalau saya tidak salah. Pada waktu itu dokter Abed Nego sebagai Dirjen P2M, sebelum peresmian RSPI Sulianti Saroso, datang ke rumah untuk minta izin ke saya dan keluarga. Minta izin apa boleh rumah sakit menggunakan nama dokter Sulianti Saroso. Tentunya keluarga mengizinkan dengan bangga. Jadi dari awal namanya sudah RSPI Professor Doktor Sulianti Saroso. Apa pertimbangan menggunakan nama Ibu Syul untuk RSPI Sulianti Saroso? Pertimbangan menggunakan nama ibu itu dulu karena ibu itu ada tempat
riset cacar. Ada beberapa tempat. Ibu dari dulu fokus di penyakit menular, ada riset juga di daerah Sunter, Tanjung Priok, makanya nama ibu dipilih. Ibu sebagai orang yang memberantas cacar di Indonesia. Ibu itu sudah sangat ke depan pola berpikirnya. Masih sangat muda sudah memikirkan program KB, memikirkan cara memberantas cacar. Kalau orang mencret suka dikasih oralit, itu obat oralit itu resep buatan ibu saya dan timnya. Ibu adalah orang Indonesia pertama yang menjadi Presiden World Health Assembly (WHA) di WHO. Perempuan kedua yang pertama kali menjabat posisi itu. Saat itu dia bangga, kami juga bangga. Pada saat jadi Presiden WHA boleh ibu yang memilih Dirjen WHO. Itu prestasi juga. Sebagai perempuan Indonesia, hebat ibu bisa menjadi WHA di WHO. Ibu Syul punya berapa anak?
Anak ibu itu ada tiga. Yang dari suami pertama satu, yang dari bapak saya dua. Anak bapak itu ada dua. Jadi total ibu punya lima anak. Apa ada anak-anak Ibu Syul yang meneruskan menjadi dokter? Anak-anak dan cucucucu ibu dan bapak tidak ada yang meneruskan menjadi dokter. Alasannya sederhana sih, kami tidak sepintar bapak dan ibu saya. Apa yang sangat terkenang tentang sosok ibu ketika di rumah? Ibu saya tidak pernah kasar pada siapapun, selalu halus dan itu yang sampai sekarang saya masih sangat respek pada ibu. Apa harapan anda sebagai putri dari Prof Dr. Sulianti Saroso? Harapannya Covid-19 ini segera berakhir, biar kita bisa kembali hidup normal, walau dalam new normal. (tribun network/lucius genik)
ingan juga menyetujui bagi klub-klub untuk meningkatkan jumlah maksimum pemain pengganti di bangku cadangan dari tujuh ke sembilan untuk sisa musim 2019-2020.” FIFA mengusulkan perubahan pergantian pemain ini ke IFAB agar menjaga kondisi para pemain di tengah padatnya pertandingan setelah musim kembali bergulir. Tim-tim akan punya tiga kesempatan untuk melakukan pertandingan selain jeda untuk turun minum agar waktu tidak terbuang dengan percuma. Laga uji coba Klub-klub Liga Premier diizinkan untuk mengadakan pertandingan persahabatan sebagai persiapan menyambut kembalinya kompetisi musim ini. Kompetisi Liga Premier Inggris akan dilanjutkan kembali setelah dihentikan karena pandemi virus corona sejak Maret 2020 lalu. Lanjutan
Liga Inggris musim ini dijadwalkan dimulai kembali pada 17 Juni nanti. Klub-klub peserta kompetisi sepak bola kasta teratas di Inggris itu pun telah mulai bersiap menghadapi kompetisi. Selain kembali berlatih secara berkelompok, kini klub Liga Inggris juga diberi kesempatan untuk mengadakan pertandingan persahabatan. Pertandingan persahabatan tersebut diperbolehkan digelar di stadion atau tempat latihan klub. Namun, klub Liga Inggris harus menjalani sejumlah aturan ketat sesuai protokol kesehatan yang berlaku di masa pandemi virus corona. Seperti dilansir Goal, Rabu (3/6), klub-klub Liga Inggris tidak diperbolehkan bertandang dengan jarak lebih dari 90 menit dari tempat latihan mereka. Namun, ada pengecualian bagi tim yang bermarkas sangat jauh dari klub lain, seperti Newcastle
United dan Norwich City. Klub-klub ini diperbolehkan untuk bertandang dengan jarak lebih dari 90 menit dari markas mereka. Saat harus bertandang ke markas tim lain, para pemain, staf pelatih, dan wasit harus menumpang mobil mereka masing-masing. Pihak Premier League akan melakukan penilaian risiko penuh di setiap arena sebelum pertandingan persahabatan. Para pemain hanya bisa mengikuti pertandingan persahabatan jika mereka negatif virus corona. Klub juga diwajibkan mengatur tempat parkir di stadion untuk memastikan penerapan social distancing tetap terjaga. Soal lawan yang akan dihadapi, klub-klub Premier League diperbolehkan menantang tim-tim Divisi Championship. Beberapa klub bahkan dikabarkan telah mengatur jadwal laga persahabatan. (kpc)
tribunjogja
tribunjogjatv
8 JUMAT PAHING 5 JUNI 2020 13 SYAWAL 1441 NO 3299/TAHUN 9
Pembukaan Sekolah di Zona Hijau Dilakukan Bertahap JAKARTA, TRIBUN - Pelaksana Tugas Direktur Jenderal Pendidikan Anak Usia Dini, Pendidikan Dasar dan Menengah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (PAUD Dikdasmen Kemendikbud), Hamid Muhammad, memastikan pembukaan sekolah kegiatan belajar mengajar di zona hijau pada masa new normal akan dilakukan secara bertahap. Kemendikbud masih mengkaji rencana pembukaan sekolah bersama Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 dan para ahli. “Jadi belum diputuskan apa bulan Juli, Agustus atau seterusnya. Tetapi tak akan dilakukan serentak,” kata Hamid dalam konferensi video, Kamis (4/6) sore. Menurutnya, kemungkinan pertama untuk pembukaan sekolah di zona hijau adalah jenjang SMA dan SMK. Setelah sebelun berjalan, jenjang SMP akan dibuka. “Kalau daerah tersebut hijau dan tak masalah, maka SMP atau SD itu bisa dibuka. Baru terakhir PAUD,” ujarnya. Ia mengilustrasikan pembukaan SMA dan SMK akan dibuka bulan Juli. SMP dan SD bulan Agustus, dan PAUD bulan September. “Ini menunggu keputusan resmi yang mungkin akan diumumkan dalam waktu dekat,” tambah Hamid. Berdasarkan data dari Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 yang
diterima Kemendikbud, ada 102 kabupaten kota di seluruh Indonesia yang bisa membuka kembali satuan pendidikan tatap muka. Namun, aktivitas kegiatan belajar mengajar secara tatap muka masih harus menunggu keputusan pemerintah. “Jadi belum diputuskan kapan dibuka. Menunggu zona hijau,” kata Hamid. Kemendikbud saaat ini sedang merancang dan segera mengumumkan pola pembelajaran di masa new normal. Ada sejumlah hal yang diperhatikan dalam melakukan aktivitas pembelajaran di masa new normal. “Prinsip kesehatan dan keselamatan adalah yang prioritas yang utama bagi pendidik, guru, tenaga pendidik dan semua warga satuan pendidikan. ini prinsip utama yang kami pegang,” ujar Hamid. Ia menambahkan tahun ajaran baru 2020/2021 tetap dimulai bulan Juli. Mulainya tahun ajaran baru tak berarti membuka sekolah untuk aktivitas belajar mengajar secara tatap muka. “Jadi belum ada rencana mengundurkan ke Januari, ya. Kan banyak usulan bulan Januari 2021. Kita harus menghadapi kenyataan lulusan SMA, SMK, SMP, SD akan keluar dari satuan pendidikan. Kampus juga sudah melakukan seleksi,” kata Hamid. (kpc)
ANTARA FOTO/FIKRI YUSUF
WISATA - Wisatawan berada di kawasan Pantai Canggu, Badung, Bali, Kamis (4/6). Warga dan wisatawan dari berbagai negara
terpantau mengunjungi objek wisata yang sebenarnya masih ditutup dari kunjungan wisatawan sebagai upaya untuk mencegah penyebaran Covid-19.
Anggaran Pilkada Naik untuk Alkes Satu TPS Dibatasi 500 Pemilih
ANTARA FOTO/SIGID KURNIAWAN
BERSIHKAN TANGAN - Presiden Joko Widodo mengambil cairan pembersih tangan
disaksikan Mensesneg Pratikno saat meninjau kesiapan penerapan normal baru di Masjid Baiturrahim, Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Kamis (4/6).
Presiden Tinjau Masjid Baiturrahim JAKARTA, TRIBUN Seiring keputusan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menerapkan masa transisi Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB), tempat-tempat ibadah di Jakarta mulai Jumat (5/6) ini kembali dibuka. Pembukaan itu untuk kegiatan-kegiatan ibadah rutin, salah satunya salat Jumat. Sejumlah masjid pun sudah bersiap menggelar ibadah salat Jumat setelah absen selama 2 bulan. Salah satunya Masjid Baiturrahim. Masjid ini biasa digunakan Presiden Joko Widodo bersama pegawai, termasuk warta-
wan Istana Kepresidenan untuk melaksanakan salat 5 waktu termasuk salat Jumat. Kamis (4/6) kemarin Jokowi meninjau kesiapan penerapan prosedur standar new normal di Masjid Baiturrahim. Ditemani Mensesneg Pratikno, Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono hingga Deputi Bidang Pers, Protokol dan Media Bey Machmudin, Jokowi meninjau kesiapan penerapan prosedur standar new normal. “Pagi ini saya melakukan pengecekan di Masjid Baiturrahim di Istana ini dalam rangka persiapan
menuju sebuah tatanan normal baru, adaptasi kebiasaan baru, untuk nantinya segera Masjid Baiturrahim bisa kita pakai bersama-sama untuk salat berjemaah maupun salat sendiri,” ucap Jokowi. Rencananya Jokowi akan melaksanakan ibadah salat Jumat di Masjid Baiturrahim. “Besok presiden salat di istana,” kata Ketua Umum Dewan Masjid Indonesia (DMI) Jusuf Kalla, saat meninjau penyemprotan cairan desinfektan di Masjid Al-Azhar, Kebayoran Baru, Jakarta. (tribun network/yud/fah/ dod)
JAKARTA, TRIBUN - Pilkada serentak bakal digelar pada Desember 2020. Pro kontra masih mewarnai pelaksanaan pesta demokrasi di tengah pandemi Covid-19. Tak pelak, anggaran pun membengkak karena protokol kesehatan harus diterapkan dalam penyelenggaraan event lima tahunan ini. Ketua Komisi II DPR Ahmad Doli Kurnia Tandjung mengatakan, KPU, Bawaslu dan DKPP sudah mengajukan penambahan anggaran untuk Pilkada 2020 di tengah pandemi. Menurut Doli, dari sejumlah nominal yang diajukan KPU, Bawaslu dan DKPP, rata-rata 80 hingga 90 persen digunakan untuk pengadaan alat- alat kesehatan. “Dari sekian angka yang diajukan KPU, Bawaslu dan DKPP adalah 80 hingga 90 persen itu untuk alat kesehatan yang dibutuhkan penyelenggaraan dan pemilih di
Pilkada 2020,” kata Doli dalam webinar berjudul ‘Desain Pilkada Serentak di Era New Normal’, Kamis (4/6). Doli mengatakan, penambahan anggaran tersebut akan dibahas dalam rapat kerja gabungan dengan Menteri Keuangan Sri Mulyani dan Ketua Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Doni Monardo. “Jadi, itu yang kita diskusikan Selasa depan dengan rapat kerja gabungan dengan Menteri Keuangan dan Ketua Gugus Tugas untuk teknis pengadaan barang itu untuk menerapkan protokol kesehatan Covid-19,” ujarnya. Doli juga mengatakan, pihaknya menyetujui penambahan TPS dan jumlah bilik suara. Selain itu, jadwal pemilih untuk melakukan pencoblosan di TPS akan diatur guna meminimalisasi kerumunan. “Kita juga sepakati TPS
Ada 80 hingga 90 persen itu untuk alat kesehatan yang dibutuhkan penyelenggaraan dan pemilih di Pilkada 2020. bertambah, biliknya juga akan ditambah biasanya 4 atau 5, sekarang menjadi 8 sampai 10 agar tidak terjadi antrean panjang,” ucapnya. Lebih lanjut, Doli mengatakan, Komisi II juga menyepakati jumlah pemilih di setiap TPS dikurangi menjadi 500 pemilih di TPS. “TPS itu juga
berubah awalnya 800 orang sekarang 500 orang. Dan jam-jam pencoblosan diatur, kemudian semua orang yang hadir pakai sarung tangan, cuci tangan, disediakan hand sanitizer dan harus menjaga jarak aman,” pungkasnya. Pilkada 2020 akan digelar di 270 wilayah di Indonesia yang meliputi sembilan provinsi, 224 kabupaten, dan 37 kota. Semula, hari pemungutan suara Pilkada akan digelar pada 23 September. Namun, akibat wabah Covid-19, hari pencoblosan diundur hingga 9 Desember 2020. Adapun tahapan pra-pencoblosan akan mulai digelar Juni 2020. Keputusan mengenai penundaan ini tertuang dalam peraturan pemerintah pengganti undang-undang (Perppu) Nomor 2 Tahun 2020 yang ditandatangani Presiden Joko Widodo pada Senin, 4 Mei 2020. (kps)
Jokowi Dukung Periset Segera Temukan Vaksin JAKARTA, TRIBUN - Presiden Joko Widodo berharap para peneliti di Indonesia segera menemukan vaksin Covid-19. Saat ini terdapat 147 lembaga di dunia yang saat ini sedang menyusun vaksin, namun lembaga tersebut akan memprioritaskannya untuk negaranya sendiri. Hal itu disampaikan Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy usai rapat terbatas, Kamis, (4/6). “Terkait vaksin, Indonesia harus mandiri. Target Indonesia bisa memproduksi akhir tahun ini. Sehingga tadi Presiden menginstruksikan peneliti kita untuk mencari, menemukan vaksin untuk digunakan Indonesia sendiri,” kata Muhadjir. “Sementara kita punya 270 juta
warga sehingga mau tidak mau tidak mungkin mengandalkan impor, jadi harus siap siap melakukan riset vaksin untuk indonesia sendiri,” katanya. Selain itu menurut Muhadjir, Presiden juga meminta alat untuk mengambil sampel ditenggorokan sebagai bagian dari tes Polimerase Chain Reaction (PCR) bisa diproduksi di dalam negeri. Saat ini pengadaan alat tersebut masih mengandalkan dari negara lain. “Ada satu hal yang harus diselesaikan pak Menristek yaitu coloknya untuk hidung dan tenggorokan belum produksi, padahal PCR sudah bisa, karena itu tadi bapak Presiden meminta itu untuk dipenuhi sehingga tidak lama kita bisa menggunakan PCR dalam negeri sendiri yang kualitasnya sudah teruji secara medis,” pungkasnya. Vaksinolog dr. Dirga Sakti Rambe,
M.Sc, Sp.PD berpendapat kehadiran vaksin dinantikan karena vaksin dapat mencegah seseorang terjangkit covid19.”Vaksin diberikan kepada seseorang untuk kekebalan tanpa harus sakit, kalau obat kan harus sakit dulu, Covid-19 ini bukan main-main vaksinasi jadi sangat penting,” kata dr. Dirga, Senin (1/6) lalu. Pembuatan vaksin ini sangat sulit dan membutuhkan waktu yang lama hingga bertahun-tahun karena harus ada tahap pengecekan kembali terkait keamanan dan efektivtas. Namun melihat ganasnya vaksin Covid-19 yang terus menyebabkan korban meninggal ada langkah cepat yang diambil namun tetap memperhatikan keamanan, jangan sampai menimbulkan efek samping. (tribun network/ phia/fik/den)
Youtuber Ferdian Senang Keluar dari Tahanan
Ingin Bikin Konten Youtube yang Positif Youtuber Ferdian Paleka bersama dua temannya TB Fahdinar dan M Aidil menghirup udara bebas. Mereka keluar dari tahanan Mapolrestabes Bandung kemarin siang, karena korban mencabut laporannya.
K
etiga orang itu keluar dari Gedung Satreskrim Polrestabes Bandung didampingi keluarga serta pengacaranya, Rohman Hidayat. Ferdian Cs diketahui ditahan sejak 8 Mei 2020 usai membuat video prank kepada transpuan di Bandung. Saat keluar dari tahanan Ferdian memakai topi, bertribunjogja.com
masker. Kedua temannya juga memakai masker serta berjaket. Mereka meninggalkan Mapolrestabes Bandung dengan menumpang sedan hitam yang digunakannya dalam video prank pada 1 Mei 2020 lalu. “Saya lega, senang, campur aduk pokoknya. Setelah bebas ini mau di rumah dulu,” kata Ferdian sebelum
meninggalkan Mapolrestabes Bandung. Setelah bebas, Ferdian mengaku masih akan membuat konten video untuk Youtube. “Ke depannya lihat nanti saja. Kalaupun bikin konten lagi, pastinya yang lebih positif,” ujar Ferdian. Dia dibebaskan karena orang tua mereka menjalin kesepakatan damai dengan korban. Perdamaian itu dilaporkan ke penyidik dan penyidik memprosesnya hingga akhirnya para tersangka dibebaskan.
@tribunjogja
“Saya Ferdian Paleka mewakili teman-teman semuanya meminta maaf telah membuat konten prank bansos sampah pada transpuan Kota Bandung. Kami sangat menyesali perbuatan kami dan tidak akan mengulangi perbuatan tersebut,” ujar Ferdian. Rohman Hidayat sang pengacara mengapresiasi kerja penyidik Satreskrim Polrestabes Bandung. “Kasusnya sudah selesai. Pelapor dengan tersangka sudah ada perdamaian. @tribunjogjafanspage
Kasus hukumnya berhenti. Kasusnya dihentikan karena perdamaian, pelapor mencabut pelaporannya,” ujar Rohman. Kasatreskrim Polrestabes Bandung, AKBP Galih Indragiri mengatakan tersangka kasus perundungan dengan konten video Youtube pemberian kardus isi sampah pada transpuan itu sudah dikeluarkan dari tahanan. “Iya. Dasarnya yang pasti pencabutan aduan dan laporan dari korban pada
BEBAS
TRIBUN JABAR/MEGA NUGRAHA
- Youtuber Ferdian Paleka dibebaskan dari sel Mapolrestabes Bandung setelah korban mencabut laporannya, kemarin.
kami yang diterima seminggu yang lalu. Itu jadi dasar kami untuk mengeluarkan
tribunjogja
para tahanan,” ujar Galih menjelaskan. (Tribun Network/meg/wly) tribunjogjatv
MALIOBORO BLITZ 9
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
Satu Pedagang Ikan Reaktif Pemkot Tracing 39 Sampel di Pasar Kranggan YOGYA, TRIBUN - Pemerintah Kota Yogyakarta melakukan tracing atau pelacakan pada 39 pedagang ikan di Pasar Kranggan. Hasilnya, ada satu pedagang reaktif pada hasil rapid test. Ketua Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kota Yogyakarta, Heroe Poerwadi, mengatakan tracing tersebut dilakukan karena ada temuan kasus di Gunungkidul. “Jadi ada pedagang ikan (supplier ikan) terpapar dari Gunungkidul. Dia itu mengantar ikan ke Kranggan, Semarang, ke mana-mana. Makanya kami tracing khusus pedagang ikan di Kranggan,” katanya usai meninjau rapid tes di Pasar Beringharjo, Kamis (4/6). “Dari tracing yang kami lakukan, ada satu reaktif, orang Sleman, bukan warga Kota Yogyakarta,” sambungnya. Terkait hal tersebut, Pemkot Yogyakarta masih belum akan menutup Pasar Kranggan. “Belum (penutupan Pasar Kranggan). Saat ini, hasilnya masih reaktif. Jadi masih kami tunggu dulu,”ujarnya. Ia menambahkan, saat ini Pemkot Yogyakarta tengah melakukan rapid test acak kepada pedagang pasar tradisional
Cegah Klaster Baru
Pemkot tracing 39 pedagang ikan di Pasar Kranggan. Satu pedagang reaktif pada hasil rapid test. Dari hasil ini belum ada penutupan Pasar Kranggan. Sebanyak 250 pedagang pasar tradisional yang sudah menjalani rapid tes yang dilaksanakan oleh Pemerintah Kota Yogyakarta. Rapid test dilakukan dalam dua hari, Rabu (3/6) dan Kamis (4/6). Beringharjo Timur 89 pedagang, Demangan 24 pedagang, Karangwaru 4 pedagang, Kranggan 25 pedagang, Patuk 9 pedagang, Serangan 13, Kotagede 21, pasar buah sayur Giwangan 36, Sentul 13, Pasty 18 pedagang. Proses rapid test tersebut ada pada Fakultas Kedokteran UGM. Setelah pasar tradisional, Pemerintah Kota Yogyakarta akan melanjutkan rapid tes acak dengan sasaran mal, kafe, dan restoran. GRAFIS/FAUZIA RAKHMAN
zz ke halaman 15
Pravistiarani Adia Winayangsari
- Ketua Gugus Tugas Penanganan Covid-19 Kota Yogyakarta, Heroe Poerwadi, meninjau rapid test di Pasar Beringharjo, Kamis (4/6). Hal ini guna memastikan tidak ada klaster baru Covid-19.
Bukan Sekadar Formalitas KALANGAN legislatif mendukung langkah Pemkot Yogyakarta dalam mencegah timbulnya klaster baru. Salah satunya dengan adanya rapid test acak kepada 250 pedagang pasar.
Anggota Komisi B DPRD Kota Yogyakarta, Nurcahyo Nugroho. mengatakan, hal ini merupakan upaya Pemkot Yogyakarta untuk memetakan sebaran Covid-19 di Kota Yogyakarta. “Namun ja-
ngan hanya formalitas dengan sampel yang hanya 250 saja, setidaknya nantinya bisa dijadwalkan secara berkala, zz ke halaman 15
Jam Belajar Dipangkas 3,5 Jam Per Hari
Bahasa Inggris
zzDisdikpora Serahkan Draf Pembelajaran New Normal
KECINTAAN Adia pada bahasa Inggris telah terbentuk sejak usia SD. Gadis bernama lengkap Pravistiarani Adia Winayangsari ini konsisten mengikuti les bahasa Inggris sejak SD hingga SMA. Di samping les musik dan renang yang ia jalani ketika SD hingga SMP. Saat akan memasuki bangku kuliah, pilihannya pun jatuh di jurusan yang berkaitan dengan bahasa Inggris. “Saya suka bahasa Inggris dari kecil. Dari SD sampai SMA rutin les bahasa Inggris, jadi keterusan aja,” ujar perempuan yang kini berstatus mahasiswa semester 6 di Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris UNY ini, tempo hari. Sudah tiga bulan belakangan, dara kelahiran Yogyakarta, 31 Agustus 1999 ini mengikuti kuliah jarak jauh akibat pandemi. Banyak juga tantangan yang dia rasakan selama kuliah daring. “Tidak semua materi tersampaikan dengan baik ke mahasiswa. Karena kuliah melalui video itu pasti ada yang keputusputus. Yang susah jaringan jadi jarang masuk, sering absen,” tandasnya. Adia pun memilih jurusan pendidikan bukan tanpa alasan. Ada motivasi mulia yang ingin ia lakukan ke depan. “Bahasa Inggris itu bahasa global, bisa terpakai di mana saja. Anak-anak butuh pendidikan bahasa Inggris sejak dini. Apalagi sekarang kan nggak semua SD mendapat pelajaran bahasa Inggris. Saya ingin supaya bahasa Inggris lebih meluas,” ungkapnya. Pada 2019, Adia semakin mengukuhkan keseriusannya di bidang bahasa. Melalui kompetisi Duta Bahasa yang diselenggarakan Balai Bahasa DIY, Adia zz ke halaman 15
TRIBUN JOGJA/CHRISTI MAHATMA
MENINJAU
Sekolah satu shift 3,5 jam tanpa istirahat, pulang, ada waktu jeda 1-2 jam diganti sesi berikutnya 3,5 jam lagi itu suatu pemikiran yang cukup bagus.
YOGYA, TRIBUN - Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) DIY telah menyerahkan draf SOP pembelajaran di masa new normal atau kenormalan baru. Diantaranya adalah penyesuaian jam belajar siswa saat dijadwalkan masuk kembali pada 13 Juli 2020 mendatang. “Sekolah satu shift 3,5 jam tanpa istirahat, pulang, ada waktu jeda 1-2 jam diganti sesi berikutnya 3,5 jam lagi itu suatu pemikiran yang cukup bagus supaya satu bangku dihuni satu anak,” jelas Sekda DIY, Kadarmanta Baskara Aji, di Gedung Pracimasana Kompleks Kepatihan,
Kamis (4/6). Hal tersebut dikatakannya seusai pertemuan tersebut. Pemangkasan jam ini menjadi salah satu poin yang disampaikan oleh perwakilan Disdikpora DIY. Aji juga mengatakan untuk mengimbangi jam belajar mengajar yang dipangkas menjadi 3,5 jam, maka masing-masing sekolah perlu melakukan perombakan pada Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP). “Alternatif sekolah dibuat shift tentu harus ada perubahan kurikulum zz ke halaman 15
Keringanan Retribusi Diperpanjang Hingga Akhir Juni YOGYA, TRIBUN Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Yogyakarta memperpanjang keringanan retribusi bagi pedagang pasar tradisional. Keringanan retribusi diperpanjang hingga akhir bulan Juni. Kepala Disperindag Kota Yogyakarta, YuniDOK. PRI. PRAVISTIARANI ADIA WINAYANGSARI
anto Dwi Sutono, mengatakan, sebelumnya pihaknya sudah memberikan keringanan retribusi pada bulan April dan Mei. Namun, karena pedagang pasar tradisional masih terdampak Covid-19, maka keringanan retribusi diperpanjang hingga Juni. “Kami perpanjang sampai akhir Juni. Yang menjadi pertimbangan adalah pedagang masih terdampak, masih belum pulih. Makanya
kami perpanjang,” katanya, Kamis (4/6). Ia menerangkan keringanan retribusi diberikan mulai 25 persen hingga 75 persen. Namun besaran keringanan antara satu pedagang dengan pedagang lain berbeda. Ada beberapa variabel yang menentukan besaran keringanan. Misalnya, jenis dagangan hingga luas kios. “Ada variabel-variabelnya, misalnya tipe pasar, dagangan apa yang dijual, luas
kios, dan lain-lain. Jadi satu pedagang dengan pedagang lain berbeda (besaran keringanan retribusi),” terangnya. Ia mengungkapkan sebagian besar pedagang pasar mendapat keringanan 25 persen. Namun ada pula pedagang yang mendapat keringanan hingga 75 persen, terutama pedagang Beringharjo bagian barat. zz ke halaman 15
Dosen Sekolah Vokasi UGM Luncurkan Platform warungjogja.com Dukung UMKM
Bantu Warga Penuhi Kebutuhan Harian Secara Aman Sekolah Vokasi (SV) UGM melalui kegiatan pengabdian kepada masyarakat memfasilitasi pembuatan pasar online warungjogja.com bagi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Pasar online diluncurkan sebagai bentuk dukungan kepada pemerintah dalam menjalankan skema kehidupan normal baru.
P
ASAR online atau daring ini diharapkan dapat meminimalisir kerumunan dan kontak langsung antara penjual dan pembeli sehingga mencegah penyebaran Covid-19. Tak hanya itu, pasar online juga ditujukan untuk bisa selalu menghidupkan UMKM dan membantu masyarakat Yogyakarta dalam memenuhi kebutuhan harian. Salah satu pengembang warungjogja. com, Faiz Zamsani mengatakan warungtribunjogja.com
jogja.com ini merupakan platform penyedia informasi keberadaan UMKM penyedia kebutuhan harian yang ada di sekitar tempat tinggal. Pengembangan platform ini dilakukan Faiz bersama dengan timnya yang merupakan dosen dari Departemen Ekonomika dan Bisnis (DEB) serta Dosen dari Dept. Teknik Elektro dan Informatika (DTEDI) dan Dept. Layanan dan Informasi Kesehatan (DLIKES) SV UGM. @tribunjogja
TRIBUN JOGJA/ ISTIMEWA
DUKUNG UMKM
- Poster platform digital pasar daring warungjogja. com yang dibuat oleh tim dosen Sekolah Vokasi (SV) UGM. Platform ini ditujukan untuk mendukung pelaku UMKM.
“Pasar online ini memfasilitasi UMKM di wilayah Jogja yang selama ini belum terinfomasikan di media online,” kata dia, Selasa (2/6) lalu. UMKM yang tergabung adalah UMKM yang menjual bahan-bahan seperti sembako, gas, air mineral, snack, jajanan pasar, buah, lauk, sayur, daging, ikan, frozen food, multivitamin, dan suplemen/herbal. Dia mengatakan dengan tersedianya informasi penjualan UMKM tersebut maka masyarakat bisa langsung berkomunikasi dengan para penjual yang disajikan pada website dengan menghubungi melalui konzz ke halaman 15 @tribunjogjafanspage
tribunjogja
tribunjogjatv
GOSIPI G S SIPI 21
JUMAT, 5 JUNI 2020
10
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
Darius Sinathrya: "She Is The One"
PASANGAN artis Darius Sinathrya dan Donna Agnesia blak-blakan soal kehidupan rumah tangga mereka saat menjadi bintang tamu program televisi Okay Bos. Saat ditanya siapa yang paling cemburu, Darius hanya memberikan kode. "Udah pastilah. Gue enggak enak nyebutnya, entar tidur di luar gue," ucap Darius menggoda istrinya, dikutip dari YouTube Trans7, Kamis (4/6). Donna Agnesia pun mengakui ia lebih cemburuan. "Iya yang cemburuan saya. Dulu waktu awal nikah, hamil, dia (Darius) masih main sinetron sama lawan jenis, cantik-cantik. Sementara istrinya udah kayak patung semar ya kan, depan belakang gede," ungkap Donna.
MUNGKIN tak banyak yang ingat bila dulu presenter Darius Sinathrya menikahi Donna Agnesia di usia yang terbilang muda, 21 tahun. Darius pun membeberkan pertimbangannya mantap untuk memilih menikah pada 2006. "Waktu itu mungkin ngerasa nemuin she is the one. Ini orang yang bukan cuma sekadar jadi pacar, jadi istri, tapi jadi pasangan hidup," jelas Darius saat menjadi bintang tamu Okay Bos dikutip dari YouTube Trans TV, Kamis (4/6). Kata Darius, jika ia dan Donna hanya pacaran saja mungkin hubungan tersebut tidak tahu akan berakhir dengan status apa, maka ia pun segera meminang Donna. "Kalau kita cuma pacaran doang enggak tahu ujungnya di mana kan. Akhirnya, yang terbaik harus disimpan baik-baik," ucap Darius. Sebenarnya pria blasteran Indonesia-Swiss itu tidak pernah bercita-cita untuk menikah muda. Namun saat meminta izin ke orangtua, ia diberi syarat. Darius pun mencoba memenuhinya. "Pas ketemu Donna, kita sih niat nikahnya tahun berikutnya. Tapi waktu minta izin sama papa, dikasih tanggal ternyata tanggalnya di tahun yang sama," kata Darius. "Jadi mau enggak mau, kita cuma punya waktu persiapan dua bulan," imbuhnya. Pasangan ini kita telah dikaruniai dua putra dan satu putri. Meski sudah hampir 14 tahun menjalani mahligai pernikahan, Darius dan Donna masih terlihat mesra dalam foto yang diunggah di akun Instagram mereka. (Kompas.com/Melvina Tionardus)
"Kadang tuh nontonin sinetronnya, (Darius) sampai rumah (aku) cemberutin, nangis," ucap Donna lagi. Donna mengaku mengabaikan cibiran orang tentang usia Darius yang enam tahun lebih muda darinya. Dia tidak mempermasalahkan disebut menikah dengan berondong. "Iya, tapi kan berondongnya manis," kata Donna. Mereka pun mantap untuk menikah saat Darius yang baru berusia 21 tahun sedangkan Donna 27 tahun. "Kalau jodoh kita enggak pernah tahu ya. Intinya, kalau jodoh kayaknya jalan dipermudah aja enggak perlu lama-lama. Akhirnya sampai sekarang masih kayak pacaran terus," ucap Donna Agnesia. (Kompas.com/ Melvina Tionardus)
DIRECT POINTS • Pasangan Darius Sinathrya dan Donna Agnesia blak-blakan soal kehidupan rumah tangga • Saat ditanya siapa yang paling cemburu, Darius hanya memberikan kode • Donna Agnesia pun mengakui ia lebih cemburuan • Donna mengaku mengabaikan usia Darius yang enam tahun lebih muda darinya • Dia tidak mempermasalahkan disebut menikah dengan berondong
TRIBUNNEWS/JEPRIMA
PASANGAN SELEBRITAS- Darius Sinathrya dan Donna Agnesia pasangan selebritas yang usianya terpaut enam tahun. Usia Darius enam tahun lebih muda dari Donna Agnesia.
Kesal Lihat Video-video TikTok FENOMENA aplikasi TikTok tengah digandrungi oleh banyak orang, begitupun dengan artis peran Shandy Aulia. Mengisi waktu santainya, pemain film Eiffel I'm in Love ini terkadang membuat video TikTok. Namun, Shandy Aulia kesulitan membuat sebuah video dalam aplikasi Tik Tok. Bahkan, Shandy Aulia sampai dibuat kesal lantaran banyak melihat videovideo yang unik dari aplikasi TikTok. “Bikin video TikTok (kalau lagi santai), (gaya) gue kaku banget. Gue setiap lihat video TikTok nyebelin banget, semua jago-jago banget,” kata Shandy Aulia dalam kanal YouTube Titi Kamal. Masih penasaran dengan TikTok, Shandy Aulia sampai mencoba gaya yang menurutnya mudah. Akan tetapi, lagi-lagi istri David Herbowo ini mengakuinya tetap sulit. “Terus gue cobain paling gampang, juga susah ternyata,” ujar Shandy Aulia. Selain bermain Tik Tok dalam mengisi waktu santai, Shandy Aulia juga mengakui melakukan perawatan hingga make-up. “Sama paling gue perawatan dan make-up sih (kalau lagi santai)” ucap Shandy Aulia. tribunjogja.com
TRIBUNNEWS/JEPRIMA
KESAL VIDEO TIKTOK- Aplikasi TikTok tengah digandrungi oleh banyak orang, begitupun dengan artis peran Shandy Aulia. Namun Shandy sering kesulitan membuat sebuah video dalam aplikasi Tik Tok.
Terkait dengan kondisi pandemi korona sekarang ini, Shandy Aulia mengakui bahwa dia dan suaminya, David Herbowo bisa berantem garagara masalah kebersihan. Bagi Shandy Aulia, kebersihan memang sangat penting apabila dalam batas yang wajar. Namun berbeda untuk suaminya David Herbowo. Saking bersihnya, Shandy Aulia menceritakan David bisa mencuci uang agar bersih. Dari sinilah yang memicu perdebatan antara Shandy Aulia dan David Herbowo. “Gue orangnya bersih tapi David tuh kayak, gue sampai berantem kebersihan sama dia. (Waktu itu) gue nyuruh dia (David) ngapain, kok lama banget, kita abis dari luar. Terus ternyata tahu enggak dia lagi ngapain, nyuci uang, katanya abis diambil dari ATM,” kata Shandy heran. @tribunjogja
“Tapi maksudnya kamu ambil uang di ATM itu harusnya cuci tangan yang bersih, bukan uangnya kamu cuci. Gue adu argumen gitu, terus kalo punya Rp 10 juta, bakal cuci semua. Gue kayak aduh, dia bilang this is my rules, pokoknya jangan ikut campur,” tambah Shandy. Dengan adanya kelakuan sang suami bisa membuat Shandy Aulia pusing. Dia mengerti bahwa menjaga kebersihan sangat penting, tapi tidak sampai dengan mencuci uang. “Gue bisa pusing sendiri, sampai bete banget. Gue bilang lebay, tapi ya ambil positif ajalah,” tutur Shandy Aulia. “Sampai kartu ATM dilap ama dia (David) pakai alkohol. But it's okay, tapi enggak sampai uang juga dicuci, gue enggak setuju,” ujar Shandy. (Kompas. com/Revi C. Rantung) @tribunjogjafanspage
Simpan Barang Kenangan Saat Pacaran ARTIS peran Christian Sugiono mengenang masamasa berpacaran dengan Titi Kamal, wanita yang kini menjadi istrinya. Tian, sapaan akrab Christian Sugiono membuka dan memamerkan barang-barang yang disimpan 21 tahun lalu. Barang-barang tersebut tersimpan rapi di dalam kotak berwarna biru dan belum pernah dibuka sejak 1997. “Ini adalah tiket undangan dari majalah kawanku, Never Been Kissed, di Plaza Senayan, tanggal 19 Juli 1999,” kata Christian Sugiono di akun YouTube Titi dan Tian dikutip Kompas.com, Kamis (4/6/2020). Menurut Titi Kamal, tiket undangan tersebut adalah barang bersejarah saat ia menjalin kasih asmara semasa pacaran dengan suaminya. “Ini super duper bersejarah guys,” ujar Titi. Ternyata memang benar, tiket tersebut menjadi jalan Christian kali pertama bertemu dan kenal dengan Titi. “Jadi gue pertama kali tribunjogja
TRIBUNNEWS/JEPRIMA
SIMPAN BARANG KENANGAN- Christian Sugiono mengenang masa-masa berpacaran dengan Titi Kamal, wanita yang kini menjadi istrinya. Tian, sapaan akrab Christian Sugiono membuka dan memamerkan barang-barang yang disimpan 21 tahun lalu. bertemu Titi itu diundang sama majalah kawan ku, karena gue senang lihat majalah gitu, lihat dia wih cantik juga nih model,” tutur Tian. Saat itu, Tian meminta pihak majalah untuk mengadakan kencan buta agar ia bisa bertemu dan berkenalan dengan Titi. “Terus minta di-set up, kayak semacam di-blind date, supaya diketemuin sama
dia (Titi). Akhirnya gue di undang, ini dia nih barangnya (tiket), nonton, pertama kali ketemu dia,” ujarnya. Takjub, Titi tak menyangka suaminya masih menyimpan barang-barang kenangan sewaktu pacaran. "Ih dia simpan sampai ke sini loh, gila gue enggak simpan sama sekali,” kata Titi. “Iyalah mana pernah kamu simpan gituan,” timpal Tian sembari bergurau. (Kompas.com/Firda Janati) tribunjogjatv
AUTOVAGANZA 11
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
KESAN MEWAH
& MASKULIN
„ Toyota Fortuner 2020 Meluncur VERSI terbaru dari Toyota Fortuner resmi diperkenalkan oleh Toyota Motor Thailand Company Limited, di Thailand, Kamis (4/6/2020). Tidak sendirian, Toyota Thailand juga memperkenalkan model terbaru dari Hilux.
S
eperti diketahui, Fortuner dan Hilux adalah hasil produk dari program Innovative International Multi-purpose Vehicle, yang dilakukan Toyota mulai 2004 silam. Artinya Fortuner dan Hilux berba-
gi platform yang sama, namun di segmen yang berbeda. Thailand didapuk menjadi negara pertama yang meluncurkan Fortuner 2020, sebagai SUV (Sport Utility Vehicle) di segmen menengah ke atas. "Fortuner menjadi kendaraan pribadi dengan penjualan tertinggi di Thailand. Peluncuran generasi kedua Fortuner sudah dilakukan 5 tahun lalu dan kini kami memperkenalkan pengembangan dan desain yang lebih menarik bertema Prestige & Cool," kata Regional Chief Engineer of Toyota Daihatsu Engineering and Manufacturing Company Limited, Jurachart Jongusuk, dalam keterangan resmi. Jongusuk melanjutkan, New Fortuner akan datang dengan dua varian yang memiliki dua desain dan fitur berbeda bernama model standar dan model spesial yang diberi nama Legender. Desain menjadi poin unik dari New Fortuner, pada model standar hadir dengan gril depan yang berukuran besar serta bemper dengan strip silver. Ini memberikan kesan rigid, mewah dan maskulin.
New Fortuner juga mendapat ubahan pada desain baru pelek alloy berukuran 18 inci. Fortuner model standar juga mendapatkan ubahan desain sistem penerangan dengan, Light Guiding Headlights plus Daytime Running Light, serta LED Light Guiding Taillights, yang membuat Fortuner punya ciri khas saat malam hari. Hal yang membedakan antara model standar dengan model spesial bernama Legender adalah bahasa desain dan lekukan aerodinamis. Untuk Fortuner Legender menggunakan pelek berukuran 20 inci. Dimensi gril depan juga berbeda, dengan desain baru pada Light Guiding Headlights with Daytime Running Light, lampu sein LED Sequential Turn Signals, LED High Beam and LED Bi-Projector Low Beam. Elemen kunci sebagai pembeda adalah pada bemper baik bagian depan dan juga belakang. Selain itu ada juga pembeda lainnya yakni atap dengan tone dua warna, yang menjadikan penampilan Legender semakin atraktif. (Kompas. com/Azwar Ferdian)
Bertenaga di Semua Kondisi Jalan APA saja ubahan yang ditawarkan Toyota Motor Thailand Company Limited pada New Fortuner atau Fortuner 2020 ini? Bersumber pada rilis yang diterima Kompas.com, Fortuner 2020 mendapatkan pilihan mesin baru yakni 2.8 GD Super Power Engine, atau mesin diesel dengan kubikasi 2,8 liter. Mesin tersebut mampu menghasilkan daya hingga 201 tk dengan torsi 500 Nm pada putaran 1.600 sampai 2.800 RPM. Toyota mengklaim, mesin ini menawarkan sensasi bertenaga pada semua kondisi jalan dan berkendara, tanpa menghilang menghilangkan efisiensi bahan bakar. Jantung pacu yang dik diklaim baru itu disemat disematkan pada varian baru Fortuner Legender. Insinyur Toyo Toyota menambah menambahkan Balance Shaft pada mesin ter tersebut, yang berfungsi mengu mengurangi kebising kebisingan dan getaran mesin yang masuk ke kabin. Mesin baru ini menjadi salah satu pilihan yang ditawarkan Toyota pada deretan varian
Fortuner. Selain itu masih ada pilihan mesin bensin dan diesel lainnya, dengan kapasitas 2,4 liter sampai 2,7 liter, dan hadir dengan pilihan dua serta empat roda. Fitur di kabin yang ditawarkan pada Fortuner 2020 ini antara lain Apple CarPlay, dengan variasi hiburan yang terhubung dengan aplikasi T-Connect. Ada juga fitur kamera 360 derajat yang menyempurnakan sensor parkir, sebagai fitur keamanan saat berkendara. Penumpang atau pengemudi Fortuner 2020 juga mendapatkan kemudahan dengan fitur Activated Kick Door, untuk membuka pintu belakang hanya dengan ayunan kaki di bawah bemper. Fitur keamanan lainnya adalah posisi empat roda bisa ditampilkan pada layar MID, dengan tambahan Clearance Sonar pada empat sudut kendaraan untuk mendeteksi objek lain yang mendekati bodi mobil. Lalu ada VFC atau Variable Flow Control, dimana kekuatan power steering bisa diatur secara otomatis sesuai dengan kecepatan kendaraan. Ini diberikan buat mendapatkan handling yang lebih presisi saat berkendara. Selain itu juga ada mode sport bila ingin menghasilkan akselerasi lebih cepat. Fitur keselamatan dasar Toyota seperti Pre-Collision System, Dynamic Cruise Control, dan Lane Departure Alert juga sudah tersemat di Fortuner 2020. (Kompas. com/Azwar Ferdian)
CARSCOOPS.COM
Jangan Tergiur Harga Terlalu Murah ERA digital membuat konsumsi produk otomotif bisa dilakukan secara online, salah satunya membeli helm. Produk keselamatan wajib ini banyak yang dijual dalam jaringan (daring) mulai yang murah sampai berstatus helm premium. Terutama dalam masa pandemi Covid-19 seperti sekarang, tidak sedikit toko helm tutup dan hanya melayani pembelian secara online demi mencegah penyebaran virus corona. Namun, ternyata cukup banyak kasus penipuan di forum jual beli helm secara online. Terkait hal ini, Store Manager di toko helm premium RC Motogarage, Priadanis Nugroho Putra, memberikan tips supaya tetap aman dalam membeli helm secara online. "Calon pembeli sebaiknya melakukan riset terlebih dahulu sebelum
tribunjogja.com
memutuskan membeli helm secara online. Seperti, apakah toko helm tersebut memiliki toko fisik yang bisa didatangi secara langsung," ujar Danis saat dihubungi Kompas.com, Rabu (03/06/2020) Terutama untuk helm premium, Danis mengatakan, orang awam akan sulit membedakan jika tidak melihat helm secara langsung. Banyak orang awam yang baru ingin membeli helm pasti bertanya "ini ketahuan orisinal dari mana?" "Kalau mereka membeli langsung ke toko, kita bisa menjalaskan sesuai kondisi fisik helm. Tetapi, jika via online akan susah diketahui apakah barang tersebut benar-benar orisinal atau tidak," katanya. Danis menambahkan, contohnya, untuk helm premium Shoei yang asli
@tribunjogja
terdapat tahun pembuatan, tanda QC dan juga sertifikasi SNELL. "Kemudian, jangan pernah tergiur dengan harga yang terlalu murah," ujarnya. Misal, harga pasaran masih Rp 7 juta, namun yang ditawarkan hanya Rp 3 juta. Tentu konsumen wajib waspada. "Selain itu pembeli sebaiknya memanfaatkan e-commerce dalam melakukan transaksi, jadi uang akan ditransfer ke e-commerce terlebih dahulu baru ke penjual. Karena mayoritas orang yang terkena penipuan sudah transfer uang tapi barang belum dikirim," jelasnya lagi. Danis mengingatkan kembali, jangan lupa untuk cek reputasi toko online sebelum membeli, mulai dari foto-foto yang digunakan hingga testimoni dari para pembeli lainnya. (Kompas.com/ Aprida Mega Nanda)
@tribunjogjafanspage
TRIBUNNEWS/JEPRIMA
HELM- Dalam foto Juli Agustus 2019 tampak sejumlah pengunjung saat melihat-lihat helm pada ajang Gaikindo Indonesia International Show (GIIAS) 2019 di ICE BSD, Tanggerang.
tribunjogja
tribunjogjatv
INTER-NASIONAL 12
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
Menhan AS Mulai Menentang Trump George Floyd Diketahui Positif Covid-19
JASON CONNOLLY/AFP
LEBIH DAMAI - Demonstran naik ke atas sebuah kendaraan di Denver, Colorado pada Rabu (3/6), memprotes kematian George Floyd, seorang pria kulit hitam tak bersenjata yang meninggal saat ditangkap dan dijepit ke tanah dengan lutut seorang petugas kepolisian Minneapolis.
Kejadian Serupa di Florida
PERISTIWA yang menimpa Floyd ternyata pernah terjadi sebelumnya di Negara Bagian Florida. Sebuah video muncul di media sosial menunjukkan seorang petugas kepolisian Kota Sarasota menekan leher seorang pria menggunakan lutut. Dalam video berdurasi 90 detik itu dan direkam pada 18 Mei 2020, tiga petugas terlihat berusaha membawa seorang pria
ke tahanan. Seorang polisi kemduian terlihat berlutut di kepala dan leher pria itu. Pria itu ditangkap, karena tuduhan kekerasan dalam rumah tangga terdengar berteriak, “Mengapa saya ditangkap?” saat petugas berlutut di lehernya. “Ketika saya berteriak, dan bertanya, mengapa saya ditahan, dia mulai meletakkan lututnya ke leher saya,” kata Patrick Carroll dalam se-
Pidato Obama: Kalian dan Hidup Kalian Berarti WASHINGTON DC, TRIBUN - Mantan Presiden Amerika Serikat, Barack Obama, pada Rabu (3/6), mengucapkan terima kasih kepada pengunjuk rasa di seluruh AS dan meminta mereka untuk tetap berharap, meski dalam kondisi marah karena dia melihat adanya perubahan pada masa mendatang. Pidato Obama berlangsung selama acara yang diselenggarakan secara virtual di balai kota dan diselenggarakan My Brother’s Keeper Alliance, sebuah program Yayasan Obama. Dalam pidatonya yang penuh harapan sebagaimana dilansir CNN, Obama mengatakan bahwa peristiwa penting selama beberapa bulan terakhir, termasuk protes atas pembunuhan Floyd dan wabah virus corona. “Semacam perubahan epik di negara kita yang sama dalamnya dengan apa pun yang selama ini saya temui dalam hidup saya,” ungkap Obama. Kepada para pendemo protes, Obama menghibur melalui acara daring dan mendesak mereka untuk terus melanjutkan demo damai. Hal yang dikatakan Obama itu bukan pertama kalinya dia bicara soal kematian George Floyd dan protes yang berlanjut. Sebelumnya dia telah menggunakan beragam media sosial untuk turut berkomentar. Namun, pidatonya kemarin mewakili untuk sosok presiden pertama dari kalangan kulit hitam yang mengangkat peristiwa kematian George Floyd di depan kamera dan menambah suara pengaruh yang mendorong pemrotes. tribunjogja.com
AFP/MY BROTHERS KEEPER ALLIANCE AND THE OBAMA FOUNDATION
PIDATO - Dalam gambar ini dari video yang disediakan My Brothers Keeper Alliance dan The Obama Foundation, mantan Presiden AS Barack Obama berbicara dalam acara virtual di balai kota dengan kaum muda untuk membahas kerusuhan sipil yang terjadi, setelah pembunuhan George Floyd oleh polisi di Minneapolis, Rabu (3/6).
Namun, dalam pidatonya, Obama juga menekankan pada pemrotes bahwa turun ke jalan tidaklah cukup. Para pendemo juga diharapkan mampu memberi suara pada Pilpres AS November mendatang. “Saya telah mendengar sedikit obrolan (tentang) pemilih lawan pemrotes. Politik dan partisipasi versus pembangkangan sipil dan aksi langsung,” ujar Obama. “Ini bukan soal salah satu, melainkan keduanya. Untuk membawa perubahan nyata, kita harus menyoroti masalah dan membuat pihak yang berkuasa merasa tak nyaman. Namun, kita juga harus menerjemahkannya dalam solusi praktis dan juga undang-undang yang dapat diterapkan,” lanjuitnya. Obama memang tak menyebut nama Presiden Donald Trump dalam pidatonya, tetapi pesannya menandai pertentangannya atas prinsip Trump soal “hukum dan ketertiban”. Obama tak secara langsung mengkritik siapa
pun dalam acaranya, tetapi pesannya menyinggung para warga Amerika yang mengkritik ataupun khawatir atas protes yang terjadi. “Siapa pun yang bicara soal demo protes, ingatlah, negara ini didirikan atas protes. Itu namanya Revolusi Amerika,” ujar Obama. Pesan paling menyentuh dari pidato Obama adalah ketika dia menyampaikan langsung kepada kaum muda kulit hitam. “Sekarang, saya ingin bicara langsung kepada kaum muda kulit hitam, baik pria maupun wanita di negara ini, yang telah menyaksikan begitu banyak kekerasan dan kematian, dan seringnya kekerasan yang terjadi itu dilakukan pihak yang mestinya melindungi kalian,” ujar Obama. “Saya ingin kalian tahu, bahwa kalian berarti. Saya ingin kalian tahu, bahwa hidup kalian berarti, bahwa impian-impian kalian berarti.” Dia melanjutkan pidatonya dengan mengangkat keluarganya. (kps)
@tribunjogja
MINNEAPOLIS, TRIBUN - George Floyd (46), pria kulit hitam yang tewas setelah lehernya ditindih lutut polisi Minneapolis, ternyata positif mengidap Covid-19. Temuan itu diketahui setelah dilakukan autopsi terhadap jenazah sekuriti yang mengembuskan nafas terakhir pada 25 Mei itu. “Hasil tes swab setelah kematian ditemukan positif untuk RNA 2019-nCoV,” kata laporan hasil autopsi yang menggunakan istilah lain untuk virus corona yang menyebabkan Covid-19, Kamis (4/6). Kepala Pemeriksa Medis, Dr Andrew Baker mengatakan, hasil autopsi mencerminkan positif yang asimptomatik (tak ada gejala klinis), tetapi persisten dari infeksi sebelumnya. Artinya, virus tak memainkan peran terkait kematian Floyd dan dikatakan tak menular. Terkait kematian Floyd, tiga mantan polisi Minneapolis yang ditangkap pada Rabu (3/6), dijaring tuduhan-tuduhan membantu dan bersekongkol dengan pelaku utama, Derek Chauvi. Tiga mantan polisi itu, antara lain J Alexander Keung, Thomas Lane, dan Tou Thao. Terdakwa Derek Chauvin dijadwalkan menjalani sidang pendahuluan pada Kamis waktu setempat. Persidangan itu bertepatan waktunya dengan peringatan meninggalnya Floyd yang dihadiri keluarga korban. Lebih Damai Aksi unjuk rasa sebagai bentuk solidaritas terhadap kema-
Hasil tes swab setelah kematian ditemukan positif untuk RNA 2019-nCoV. tian Floyd terus berlangsung di kota-kota di Amerika Serikat (AS). Namun, demonstrasi umumnya lebih damai dan tenang dibandingkan minggu lalu. Para pengunjuk rasa damai masih berada di kota-kota, semisal Atlanta, Washington DC, dan Seattle. Namun, di Kota News York dilaporkan ada bentrokan antara pengunjuk rasa dan polisi di New York. Pihak berwenang mengatakan, kota itu masih lebih tenang dibanding sebelumnya, tanpa ada laporan adanya penjarahan. Di Kota Atlanta ada enam petugas polisi Atlanta didakwa melakukan tindakan berlebihan terhadap dua mahasiswa yang mengikuti unjuk rasa pada Sabtu malam lalu. Para polisi itu disebut memecahkan kaca mobil, menarik keluar seorang wanita dari dalam mobil dan menangkap laki-laki di sebelahnya. Menteri Pertahanan (Menhan) AS, Mark Esper menyebut, pembunuhan George Floyd sebagai kejahatan mengerikan dan menyatakan para polisi yang terlibat harus dimintai pertanggungjawaban atas pembunuhan itu.
buah wawancara dengan WFTS, televisi aliansi CNN. Seorang polisi yang terlibat mengatakan, Carroll berupaya kabur. “Tersangka berusaha kabur dari petugas dan menolak untuk masuk ke bagian belakang mobil patroli. Tindakan dilakukan yaitu menekan dia ke tanah untuk membuatnya tenang, “ ujar polisi itu dalam berkas pe-
WHO: Virus Corona Tak Bermutasi JENEWA - Organisasi Kesehatan Dunia ( WHO) menekankan, virus corona tak akan bermutasi menjadi lebih berbahaya, seperti yang dikhawatirkan sejumlah kalangan. Pakar epidemiologi penyakit menular, Dr Maria Van Kerkhove, dalam konferensi pers menerangkan bahwa ilmuwan seluruh dunia telah meneliti virus itu. Van Kerkhove menjelaskan, diketahui virus corona tak akan bermutasi menjadi sesuatu yang lebih berbahaya, sama yang ditakutkan sejumlah pakar kesehatan. “Ada perubahan normal pada virus ini yang bisa diprediksi dari waktu ke waktu,” kata Van Kerkhove, sesuai diberitakan New York Post, Rabu (3/6). Pejabat WHO itu merujuk pada mutasi asam ribonukleat, atau RNA virus, yang bisa ditemui pada keluarga coronavirus lainnya, misalnya flu. “Sejauh ini, tak ada indikasi bahwa mutasi itu bisa memberikan dampak dalam hal kemampuannya untuk menularkan atau menyebabkan sakit yang lebih parah,” jelasnya. (Kps/Tribunnews)
Uniknya, Esper menegaskan, tak mendukung penggunaan militer aktif untuk memadamkan unjuk rasa, sebuah sikap yang bertentangan dengan pidato Presiden Donald Trump pada awal pekan ini. Sikap Esper itu senada pernyataan mantan Menteri Pertahanan James Mattis. Pensiunan Jenderal Marinir AS itu mencerca Trump yang mengancam menerjunkan militer bersenjata untuk memadamkan kerusuhan. “Trump merupakan presiden pertama dalam hidup saya yang tak mencoba menyatukan rakyat Amerika. Kita menyaksikan konsekuensi tiga tahun tanpa kepemimpinan yang matang,” kata Mattis yang mengundurkan diri dari jabatan Menhan AS pada 21 Desember 2018 itu. Demonstran Lempar Bom Molotov ke Polisi Demo di Yunani Rusuh TAK hanya di sejumlah negara bagian Amerika Serikat, gelombang aksi yang juga menuntut keadilan atas kematian George Floyd itu. Demonstrasi ini ternyata meluas hingga ke daratan Eropa. Selain di Inggris dan Jerman, aksi demonstrasi dengan tuntutan yang sama terjadi di Stockholm Swedia, Helsinki Finlandia, dan Athena,Yunani. Melansir Kompas. com, aksi demonstrasi di Yunani sempat ricuh. Massa melemparkan bom molotov ke para polisi antihuru-hara. Dilansir AFP Kamis (4/6), polisi menanggapi tindakan demonstran dengan menembakkan gas air mata. (cnn/feb)
meriksaan. Kepolisian Sarasota mengatakan, dalam sebuah pernyataan yang dirilis Selasa, mereka tak mengetahui adanya video tersebut, sampai pada Senin, polisi mendapat notifikasi mengenai penangkapan tersebut. Setelah meninjau beberapa video, Kepala Polisi Bernadette DiPino segera memulai penyelidikan. (cnn/feb)
Gajah Mati Akibat Makan Nanas Berisi Petasan KERALA - Seekor gajah betina yang tengah hamil mati akibat memakan buah nanas yang mengandung petasan dan meledak di mulutnya pada 30 Mei lalu. Peristiwa tragis itu terjadi di Palakkad, Negara bagian Kerala, India Selatan. Dilansir Reuters, kematian seorang mamalia besar di darat itu mengundang penyelidikan atas tindakan kriminal yang diduga dilakukan untuk menyiksa hewan itu menurut pejabat kehutanan setempat pada Rabu (3/6). Pejabat kehutanan, Mohan Krishnan mengunggah ungkapan pernyataan dukacita di media sosial atas kematian gajah tersebut. Gajah itu dilaporkan mati karena mengonsumsi buah nanas dan buah lain yang diisi petasan. Peristiwa itu terjadi pada 23
Mei silam di Palakkad, di sebuah lahan pertanian di mana penduduk setempat kadang menyebar buah-buahan yang telah diisi petasan untuk mencegah binatang merusak tanaman. “Kami hanya mengetahui luka yang dialami gajah disebabkan beberapa bahan peledak,” ujar pejabat Kehutanan, Sunil Kumar. Pelakunya dapat dikenai denda dan bahkan hukuman penjara. India merupakan negara dengan populasi gajah terbesar di Asia, namun satwa itu tergolong dalam spesies yang terancam punah. Insiden konflik manusia-hewan tak jarang terjadi karena gajah seringkali tersesat jalannya ke pemukiman warga dan berburu makanan di sana. Sama dialami gajah betina yang tengah hamil itu. (Kps/Tribunnews)
Pangeran Charles Bisa Pahami Rasa Korban Covid-19 LONDON, TRIBUN - Pangeran Charles menceritakan, dia “lolos begitu saja” ketika menderita virus corona, yang mulai mewabah di Inggris pada Maret. Putra Mahkota dengan julukan Prince of Wales itu melakukan isolasi mandiri begitu dinyatakan terpapar, dengan gejalanya terbilang ringan. “Saya terbilang beruntung. Saya pernah merasakannya. Jadi, saya bisa memahami apa yang sudah dirasakan orang lain,” ujar Pangeran Charles. Diwartakan Sky News via BBC, Rabu (3/6), dia menyampaikan simpati kepada mereka yang kehilangan keluarga dan rekan karena virus corona. “Saya merasakan mereka yang tak bisa mendampingi keluarganya (meninggal) pada masa seperti ini. Bagi saya, ini mengerikan,” kata dia. @tribunjogjafanspage
Pangeran berusia 71 tahun itu mengatakan, dia begitu keras mencari solusi agar tak ada lagi korban yang jatuh karena pandemi ini. Putra sulung Ratu Elizabeth II dan Pangeran Philip itu sembuh, setelah menjalani karantina selama tujuh hari di Birkhall, Skotlandia. Istrinya, Duchess of Cornwall, juga menjalani pemeriksaan di mana dia diketahui negatif untuk virus yang pertama terdeteksi di Wuhan, China itu. Dia menjelaskan, sangat memahami orang yang berjibaku, baik itu karena menjalani tes Covid-19, maupun juga karena masa sulit. Sang pangeran berujar, pengalaman terkena Covid-19, membuatnya bertekad untuk “menyerukan dan mendorong” agar ekonomi mereka kembali secara natural. Dia menetribunjogja
rangkan selama wabah, alam sudah ditekan dan dieksploitasi, di mana manusia menggali dan menghancurkan semuanya seolah tak ada hari esok. Ayah Pangeran Harry dan Pangeran William itu berkata, tanpa belajar dari wabah, mereka bisa menghadapi ancaman serupa pada masa depan. “Semakin kita menggerus alam ini, semakin kita mengikis biodiversitas, semakin besar ancaman kita terpapar bahaya serupa,” jelasnya. Dia memaparkan, seharusnya mereka sudah mendapatkan banyak pelajaran ketika Sindrom Pernapasan Akut Parah (SARS) dan ebola menyerang. “Jadi, kita harus mendapatkan jalan agar alam bisa kembali menjadi pusat ekononomi kita,” kata ahli waris Kerajaan Inggris itu. (kps) tribunjogjatv
IKLAN BARIS 5 JUNI_HAL 7 JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
HALAMAN 13
TEPAT MEDIA ROMOSI P UNTUK S ANDA I N S BI MOTOR DIJUAL Jual Jupiter MX 08&Vega&mio 14&Vario 14 Semua Istimewa Tinggal Pakai Hub:082137124487
MONEY CHANGER
PENGOBATAN Body Massage Kencono Ungu dg Terapis yg Menarik dan Ramah Hub: 0896 3230 1528 Babarsari 36326-3
36370-3
Terapi Kejantanan Tahan Lama Mengencangkan Memperbesar Dan Panjang dijamin Joss By.Rp 65000 H: 085293815769
USAHA Alat cuci mobil 4 hidrolis dan perlengkapan tinggal mindah 100 juta nego H: 0851.0043.9009
36339-4
PIJAT & LULUR Valent,Mawar,Anik,Septi,Siti 08822 7728171 WA,per4RRsltn,Madukismo kebrt300m,Ruko ijo ROYAL
36231-3
35729-3
Desy 085641418591 WA Orchid SPA, per4 beringin Jl.Kab kebrt 300m full fslts disc 20%member
BAJA RINGAN ”Atap Baja Ringan, SNI: 110rb, BLUESCOPE:135rb, KANOPI:195rb, Tlp/WA: 0878 3942 6841”
35731-3
Hesty Massage Melayani Pijat, Urut Dan Kerik Hp/Wa: 087826498724 Ditempat 36062-3
36344-3
BATU BATA Batubata bsr650rb,batako2600, paving55rb,pasir900rb,batu800rb/ truk.smplokasi.WA085643283834 35963-3
REPARASI Ahlinya service khusus Kulkas & MesinCuci otomatis 081328711780 /085106165064 Mandiri Jaya 35789-3
GYPSUM Dzaki Putra Gypsum.Mlyn pnjualan bhn&pmsangan.Grsi10th.55rb/m. JaKal KM7.Tlp/WA081212336366 36271-3
35814-3
AhliSdtWC,salBntu,smrBor/suntik, Gali,SVS,PompAir,P.Mur Yk,0851 00442374 / 0817228556 LsgDtg 36173-3
LAIN-LAIN Dibeli 24 jam Normal/Rusak:Kulkas, Frezer,TV,AC,MsnCuci,Etalase, Sofa.dll.WA/Ph:082133758103
SPIRITUAL BukaAura Mslh Keuangan HutangBanyak, Ush RT Susuk dll.Ustad Aa087835067150 Bantul Km8 Jogja
TV Dibeli Kulkas, Mcuci, TV, LED, LCD, Kontan! .085100400233,WA :087848222228 36341-3
BANGUNAN Bengkel Rmh,Anda BthTkngProfesional Hub P.Yanto HP&WA081227116883. Sms aj kami datang 35914-3
Gambar Rumah&Bangunan umum 9rb (Komplit) Berpengalaman Hub: 0274-2805043 Hp: 081902491829
YOGYAKARTA
MORO LANCAR sdtWC,SalBntu,svs pomAir,smrBor.085100432762,Jl. Wates 0817228577 Jl.Mgl Lsgdtg
35720-3
35657-3
36242-3
Renov/Bikin Baru,Rmh,Plafon, Atap,Cat,List,Sket Partisi,Canopi, dll Lsg Tukang: 083866788112 36334-3
ASSESORIS Jual Masker Kain Kaos Combet Halus,50 bj Rp.220Rb,100 Rp.410rb, 1000 Rp.4jt WA:087839063139
36163-3
Nita 22th.Hanya ada di Kirana Massage Ringroad Selatan.Khusus Ditmpt.H:085600399914 WA/SMS 36193-3
SEDOT WC 085100419954 sdtWC,smrBorDlm ,salBantu,Semaki-Wirobrajan,P Zahid.081215501288 JlRingroadUtr 35375-3
CCTV Cctv1,5jt,wifi150rb,antena300rb, Gps lacak kendaran700rb,A kasir2jt srvis&kredit 0811746432
Sehat prima jl rr utr brt lmpu mrh concat, sdh buka y free 30mnt. 08170428992
36044-3
Abah Mur:Sgl Problem,BkRizki Agung Lps Kemiskinn,Jodoh,Ktrunan, Ruwtan,Usaha,Pilkades,Pilkada, JualTnh 41hr WA087825454858 36116-4
Tuntaskan Lilitan Hutang cara singkat,Tuntaskan Problem Asmara, Rumah tangga Singkat.Abah Wijaya H: 087783248557 36333-4
SUMUR BOR Ahli smrBor(20-100) TmbusBatu/gali/resapan/Psg&svsPomAir,SdtWC/ slrn Buntu.08562878665 (WA) 36138-3
Mbah Trimo Tkg Bor Dalam0150m”alat sndri psg-svs pompaAir sgl merk sdt/WC/sal buntu grnsi 1th 085102166637/085600001077
Pijat Sehat Bu Yuli Mlayani Dewasa, Anak2,UrutBayi Sapen GK I/493 RT28 RW08 WA0895601387458 36210-3
Rani massage maguwoharjo 0812. 4900. 2 015 36222-3
HANNY massage maguwoharjo 0858. 5234. 3 11 4 36225-3
Dini WA/SMS081329929053/smstlf081328190973 pjt kerik dijmin rmh,sopan.Utr bandara Jgj 36252-3
Pijat Man for Man,Dg Layanan ramah tempat bersih&hanyak Man,Minat ? Hub: Redy 083869965332 36288-3
Terima pijat capek ditempat/dipanggil pria untuk pria.Telp/SMS 087852562369,WA081227383702 36302-3
Spesialis pijat khs laki2,Jl Paris km15,Patalan,Pom bnsn kslt.Ibu Reni Bariah,081390233408 36318-3
Pijat refleksi keseleo capek priya dn wanita bs.Hubungi ibu Jujuk, No WA. 0877- 3112- 0827 36331-3
Dewi Massage Ramah,Sabar,Full Service Djamin Puas 089506848750 NoSMS Hanya Panggilan Hotel 36366-3
“ Alesha Mssg New sensasi “, Siap melayani, Anda sepenuh hati, WA. 0877 2398 0128
Ahli SumurBor,Sumur Gali,Suntik, SedotWC,Sal.Buntu,Srvs Pompa Air,Psng PompaAir 085100427551 36277-3
35968-4
JASA Mau???Kmr mandi anda bersih sprti bru cranya mudah&murah H:085228739434 bersih+terbukti
35709-3
Psang Iklan diTrbn/KR/OLX/SM/ Slopos/Kompas.Insert Brosur Oke WA/sms085100544243 Jago Km6,5
36200-3
35709-3
KOMPUTER Dibeli Laptop komputer Led Tv Hp camera dll all knds hrg tnggi siap jmpt H:089656072346
BIRO JODOH Jaka Jawa PNS S2 Islam Cari Gadis Max 32 Th Cantik Kuning Sehat Jas/Roh Hub: 089528480994
36299-3
36320-3
LOWONGAN KERJA
PENDIDIKAN
UMUM Dicari pria 25-45th utk karyawan pijat kebugaran blm trampil dilatih. Hub: 082133703671
UMUM
KURSUS Bisa!6Hr PercayaDiri Conversation Bisa Sosial Distancing Free Consult:489203.WA:0818774461
36279-3
LOW.RUMAH MAKAN Dcr,Wnt umur max 30th juru masak,asst,Domisil areaBlkg JCM pny Mtr,only WA.Hp 087845809981 36212-3
UMUM Karyawan/ti/PRT/sopir/Penjualan/ Adm/SMP-S1.18-60 th.1,8-4Jt.Toko Besi Tresno.Jl.Kaliurang KM 5,6 Yk.SMS/WA:081390560317 22014-4
Karyawan/ti/PRT/sopir/Penjualan/ Adm/SMP-S1.18-60 th.1,8-4Jt.Toko Besi Tresno.Jl.Kaliurang KM 5,6 Yk.SMS/WA:081390560317 22014-4
Karyawan/ti/PRT/sopir/Penjualan/ Adm/SMP-S1.18-60 th.1,8-4Jt.Toko Besi Tresno.Jl.Kaliurang KM 5,6 Yk.SMS/WA:081390560317 22014-4
Karyawan/ti/PRT/sopir/Penjualan/ Adm/SMP-S1.18-60 th.1,8-4Jt.Toko Besi Tresno.Jl.Kaliurang KM 5,6 Yk.SMS/WA:081390560317 22015-4
Karyawan/ti/PRT/sopir/Penjualan/ Adm/SMP-S1.18-60 th.1,8-4Jt.Toko Besi Tresno.Jl.Kaliurang KM 5,6 Yk.SMS/WA:081390560317 31339-4
Karyawan/ti/PRT/sopir/Penjualan/ Adm/SMP-S1.18-60 th.1,8-4Jt.Toko Besi Tresno.Jl.Kaliurang KM 5,6 Yk.SMS/WA:081390560317 31340-4
Tkg Las Besi Stenlis Trampil,Jjr ad Mess.BklLasKangman087839846764 Sgr Gaji Menyesuaikan 36272-3
Angkutan Haji/Umroh Makkah Saudi Bth Sopir A/B&CleningSrvis Msjid Hotel.Gj Bsr,Mess,Askes,Umroh&Haji Gratis 087888877696 36278-4
Krywn/ ti, 18-35th.Ad Mess Khs Lki2.Gj+Bns+Mkn.Lmrn:Tk Arumbaru Grjgn Slmn WA 087839398117 36280-3
Btuh Karyawan.Wanita.Muslimah Max 30th.Mkn TdrDlm utk Rmh Makan.Hub:087734068615 Ibu Ida
GIGI PALSU Ahli psang gigi hrg100rb.anda tlp kmi dtg kmana sj.H.ahmad zaini 081578877748.081804166624
BANK Kena BI checking? Bs bantu buat E-KTP baru online. Siup rek koran NPWP dll 081902411456 KREDIT Dp 675Rb Laptop Acer Asus Lenovo Dp15% Hp Oppo Vivo Samsung Dp10% Tv Kulkas Wa085643166354 36371-3
35789-3
Ahli Gigi Hidayat 100rb brkualitas& brgransi bs dpggil kmna sj lgsg jd HP/WA:0878.5770.3936 35858-3
PENGOBATAN Urtdewa/soloco,obt LS,ED dasyat, kncng,KRS,ptn ada:kopi,oles,pilbiru dll 082222205469
PEMBIAYAAN Anda yg Perlu dana cpt jmnn BPKB Mtr th 2009 Up di bntu Lgsg Cair hub:087838609766 Ajie 36290-3
Bgi sdr yg pnya pnykt dlm mnahun&blm bs dsmbhkn medis&lm blm pny ank hb 082116017631 brhsl 36248-3
35849-3
MOBIL DIJUAL
MOTOR DIJUAL
BENGKEL Ganti Oli Mobil&Motor.Sedia Aneka Oli.Gunarta Motor.Jl.Brigjend Katamso 264 YK.0274-371466
KIA KIA allnew Picanto 1.3 manual 2014/15 pth AD tg1 cvr jok km dkt istw bsTT/krdt087738161427
36319-3
36382-3
HONDA Pengen motor baru?Promo Genio DP 1,2jt,Beat DP 1,5jt.Scoopy DP 2jt.Mdh acc.H 085701525353
36382-3
HONDA Honda Brio AT 2019, putih, jalan 6000 km, AB kota, masih baru gress, H:087839410497
36380-3
KAWASAKI Ninja 250 CC,Thn 08,Bru Tua,AB,Full Variasi/ori Hrg 25 Jta Nego Hub: 0812 1760 5758 LAIN-LAIN Viar/YX100 B cakram Biru Silver th 2006 Plat AB-Kota Hrg 1,5jt Hub: 087843103246 36148-3
36297-3
HYUNDAI Hyundai Sport 2 Pintu BillUp,AB, Silver,Mtk,Thn 2000,Brg Langka,Hrg 110Jta Hub:081217605758
36335-3
36207-3
36284-3
HONDA Honda Genio 19 AB Kota, Mls,Merah,Hrg 16Jta Hub: 0812 1760 5758
Akan dijual unit sepeda motor AB 6156 RJ, AB 2364 AI. Oleh PT FINANSIA MULTI FINANCE. Untuk info hubungi (0274-622777). 36312-4
36206-3
36211-3
Hyundai Gets 08 Bill Up,AB, Manual,Sunroof,AC,Merah,Hrg 80Jta Nego 0812 1760 5758
Djl:Vario09,17,18,Beat 12,14,18,Mio 09,12,14,Scopy15,Fit X 08 Bisa TT/ Krdt WA:085103400199
YAMAHA Yamaha Aerox 135 CC,Mrh-Abu,Th 16 AB Sleman,Hrg 12 Jta,Hub: 0812 1760 5758
36208-3
36283-3
36209-3
YAMAHA Jl Cpt Yamaha Lexy 2019 Akhir Pajak bln 1 th2021 Km5rb Putih AD 15,5Jt Nego H:082136030330 36285-3
Jual cpt Yamaha Lexy 2019 Merah dof AB.Pajak bln3 th2020 Km17rb 15,4Jt Nego H:082136030330 36359-3
MOTOR Beli sgl-mtr,sgl-th H:P.Nono Celeban Jl:Soga42 H:081.227.55146 XL:0878.3823.3957
ILUSTRASI
bekas diesel.
36304-3
Dibut Sgr,Tnga Perawat putri utk merawat Org sakit lumpuh di Bali,Gji mnrik,H:087839410497
KEHILANGAN Hlng STNK Mtr a/nAgungSetiawan Jl.Timoho79 Ngentak SapenRT03 RW01 CaturTunggal085102436240
36307-3
Art Perempuan serabutan jaga ortu muslim Amanah Max 47th Hub: 0811266501
36337-3
Hlg STNK AB 5341 RA an Indah Suwarni,Brontokusuman MG III/241 YK RT.21/RW.6 Mergangsan YK
36314-3
Supir Sim B /Tng Harian Srbtn Bngkar Muat Besi Tua/Rngsok Jujur H:085729366517 TdkSMS
36352-3
Hilang STNK AB 5425 ES a/n Sugiyanto d/a Bausasran DN 3/679 Yogyakarta
36315-3
Dibthkan 3Krywati & 1Krywan se rabutan,pekerja keras,jujur & niat kerja,max 40th.Bw lmrn Ker ja Foto Copy KK & KTP ke Toko AROMA Gondomanan Jogjakarta
36354-3
Hlng BPKB Yamaha AB6721IA a/n Kurnia Budi L d/a Suryodiningratan Mj 2/711 Mantrijeron YK
36316-5
36383-3
Dbuth:AdminProduksi,Wanita,Max 25th,Domisili:Bantul Sltn/Palbapan ke Seltn,Hub:08121580954
PENGUMUMAN Nikah Siri Cara Islam,Biro Jodoh, Rukyah Syariah.Hub:Ust KyaiMuh/ 085102806650/085728112253
36327-3
Cari Staf IT Pengalaman di Facebook Ads,Usia Max 35 th Hub: 0853 7840 5438
36005-3
36329-3
TB PEMBANGUNAN, Jalan Kolonel Sugiono 36 Jogja butuh karyawan toko besi, laki2, jujur, kuat angkat2, usia maks 40 th, gaji 65 rb/hari lepas 36346-5
Dicari tenaga cuci mottor sistem bagi hasil 755 persen buat tenaga Hub 081237059738 36351-3
MEUBELAIR Baaaarkaaaas murah jual ratusan, Mebel kumplit,Jl.Bugisan selatan SMKi No 8 Hp.08122700229
PESAN ANTAR Lapis Legit Kayana Special 20x20cm Rp 400rb, 10x20cm Rp 210rb Pesan 3 Hari HP 08984741234
36330-3
34599-3
Bth Sgra ART Srbutan Wanita,Max 40th,Bs Masak,Tdur Dlm,Bs Jahit. Gji 1,2Jt.Hub:081229736215
BARANG BEKAS Beli brg bekas Anda meja kursi, almari,kayu bks rmh dll cck byar kes.H 085729705037 WA/SMS
36360-3
Dibthkn Sopir SIM B & Tng pria maks45th u/ Tk Besi Jl Kusumanegara 170YK SMS:081802721008 36363-3
Dicari Operator Pria,Fotocopy Hub:Bpk Hasyim (FT Tunas Muda)Di Panjaitan 47B 085743062335
FOTO COPY Hny dg300rb dpt msn FC ready stock CanonIR1022/4570/5000. Minolta 350/521/601.H:081914601912
36324-3
IKLAN
36369-3
36372-5
34597-3
!
PASANG
36300-3
36286-4
PROPERTY
RUMAH DIJUAL
DICARI Dicari / Take Over Rmh yg masih Kredit / Butuh uang Lokasi Jogja Kota.Hub: 0853 7840 5438
Rmh baru Lt102m, Lb80m, blkg BPBD Bantul msk 50m,3kt, ful granit,hg 450jt ng,WA08122795919
35201-3
KOST Kos2an dan Putri/Pel,Karyawan ada 1 Kamar Besar, 1 Kamar sedang Telp/WA:0812 2892 5693 36241-3
Kos Putri Gratis Hanya utk 1 Krywti/Mhsiswi Lajang Muda Kompensasi UrusKos2an 089528480994 Trima Kost Putri di Concat dkt UII,UPN,Amikom,Stiper,Atma Jaya, Ada dapur Hub:089528480994 36322-3
Trima Kos Putri Dkt XT SquareUII ,UAD,AKK,STI Kes,Mirota,STIE WW Ada Dapur Hub:089528480994
H U B U N G I
0274 557 687 Ext. 417
(HUNTING)
Dibeli tinggi spdMtrBks sglMerk Gonel Nogotirto,WA.081904037008 / 085101507530 SMS/Tlp24jm 35865-3
MOBIL/MOTOR SEWA ShafaaTrans mnywakan mobil dg/ tnp sopir dlm/luar kota0274-387896 /085103052400 /087838458999
36332-3
Perum DP 0% KPR Siap Huni Free Biaya Jln Aspl T 36/45/54 dkt UMY Bantul H/WA:081391316899
35934-3
djual rmh 36/81 225jt,36/85 270,36/86 272,36/92 287,36/121 360,Lok brt Umy 081802631435 36061-3
SHMP Ls147m Ld8m Jl Aspal 6m di Pundong Btl dkt K.Pos,Kel,Diapit 2 SD H:1jt/m 089620515654
35800-3
Giwngan2lt 4kt 3km GRSluar,Dpr Rtmu Gdg Smur,SHMIMB L1300 LT 100m,LB180m,900jtnego Bns SBed3, AC, LBaju 5 0813 6646 2035
Tnh siap bngn L 105/70.Banyuraden dkt dgn prgrun tnggi,dri Ringroad Brt 50m dri Jl Godean 300m.H083131960792,0811293751
Jual tnh pek 100m 2 muka(hook) piyungan keutara 2,5km ketimur 1,5km 95 jt pas 081226222726 maf jgn SMS/WA yg serius aja
35600-4
Dijual Rumah+Tanah Luas 1068m Lokasi Purworejo Harga 4M Nego Pgr Jln Aspal Wa:085710881439 36189-3
Giwngan2lt 4kt 3km GRSluar,Dpr Rtmu Gdg Smur,SHMIMB L1300 LT 100m,LB180m,900jtnego Bns SBed3, AC, LBaju 5 0813 6646 2035 36295-4
Rmh siap huni SHMP sptrn minomartani,dkt gereja,Lt/Lb 90/140 800jt .Hub WA 082148342966 Jual Rmh Utra FH UII Lt167 Lb180 2Lt 4Kt 3Km Pln2200 SHM Tlp/ Speedy H:2M TP H:081574136575 36365-3
BU Rmh LT595 LB250 Losari RT05RW02 Jakal Km14 kekanan ±7mnt H:750Jt WA:08562859418
Rmh dikntrakkan, 2 km, 1 kmd, dpr list 1300, rtamu. Griya Ketawang Permai Hub.081233724043
36317-3
Tanjung Asri tmr Bndr AdiSucip-to Tp.50/112:450jt,SHM,IMB,H:0817 700 272 / 0813 2706 5072
Rmh&Garase Khs Klg Lok Suryodiningratan Pgr Jl.4KT 2KM RKlg Dpr 25Jt/thPas H:085294063850 36291-3
Dikontrakkan Rumah Mewah ditengah kota di Baciro,5 KT,3KM,R tamu,R keluarga,taman,Garasi, AC,Heater,Wifi,fasilitas komplit,Rp 175Jt/thn,H:087839410497
36350-3
Tnh SHMPEK LT 663 LD25 Nyaman Mobil Masuk di Argodadi Sedayu Bantul Rp.275Jt H:081901960888
35976-3
Sawah 1200m Lbr 7m dkt Kampus UTY 1Jt/m.Pek 378m 5Jt/m di Lempongsari Hub 081775485390 SHM
36355-3
Tnh SHM Pek LT486 LD12 Nyaman di Bangunjiwo Kshn Btl,15 mnt dr UMY Rp475Jt H: 085290748089
36055-3
Mrh BU Pek 531m2 Jl Aspal Muka 15m SHM an sendiri.Mulyodadi. Bblipuro 1,2Jt/m2 082134157566
36356-3
Dijual tanah 2.370m, LD 34, truk msk, desa ngepek Sedayu. 550jt. Hub 082136738141.
36143-3
Dijual tanah 2.370m, LD 34, truk msk, desa ngepek Sedayu. 550jt. Hub 082136738141. L:102 LD:8,5 SHM jln Aspal truk msk Sltn Gor Sleman msuk timur 30m Wa: 0895327832345 TP
36147-3
36347-3
TnhKav Siap Bgn L105m,Brt RRoad 50m,sel JlGodean300m,Kaliabu, Bnyrdn087825451471/0811293751
35975-3
Tanah Pekarangan Banguntapan L -+ 1900m Jl Masuk LB 6m Hg 1,9Jt/m Hub: 0811 255 3693
Rmh Mwh Djual Mrh L206 LB300 Bwh2kt 2kmd Ats 3kt 2kmd Grasi 2mbl gazebo Jmrn List4400w Tpi jl palagan H1.5M h:0818277294 RUMAH DISEWAKAN Rmh br 2Kmr tdr 1kmd dpr ruang tamu carport listrik 1300 hrg 12jt/ th H:087843103246 Wa
36345-4
Dijual tanah SHM L 200m dkt Stipram Banguntapan hrg 3.5jt per mtr nego. Hub : 081327737510
Tanah SHM UAD Ringroad -+ 900m Muka -+ 9m Hg 5Jt/m Hub: 0813 2802 0064
36182-3
36387-4
36338-3
35918-4
36379-3
36220-3
Rmh mangku jl aspal LT220LB75LD12 lt granit dkt fasum Sanden 350jt pemilik lsg087719517771
36317-3
35799-3
Jual Pkrg L110m2 H.95Jt Jl Aspal 100m dr JaMal Hub: 082223668558 /087731127485/087821300110
35847-3
Rmh siap huni 114m full bgn kt 4 IMB jl Imogiritimur km 7 sampangan 295 jt WA 081326541009
TANAH DIJUAL Swh SHM mangku jln Aspal istw sltn Rudin Bupati Btl L:663m ld.12m 1.75jt/nego 087719517771
36374-3
LT 394m2 LD 18m mobil masuk. Lok Slmn ke UGM hy 3 menit SHMP IMB siap. Hub 082286666183 36377-3
Tnh SHMP siap bgn,Ls:151m(9x17) m Lok jl.Godean km8 keutr 1kmdkt fasum&swlyn.H:085109157771
36188-3
Bu Tanah L200m LD12m pinggir Jl Cocok Untuk Hunian/usaha Harga 2,2jt/m Brebah H:0818277294
36381-3
36202-3
Jual Rumah L:103m Muka 10m Mangku aspal mbl papasan Taman depan Uad Hg 600jt 0895385374544
JUAL R.USAHA Dijual Toko L130m 3lantai Full Hak milik List 11000 ats 3kt 2Kmd bwh 2kmd air pam tlp rmh tp jln raya ahmad yani wonogiri H:2M tlp/wa 087757575857
36243-3
Sawah L1392m Ld14 pggr jln Aspal Hg dasar 1jt djual 700rb/m Lok Balong jakal H:0818277294 36249-3
36247-5
Dampak Korona Djl Tnh SHM 1119m Kayen Pajangan Btl Bs Dikapling Hg 400rb/m WA:081215514599
SEWA R.USAHA Disewakan/dikontrakan.Bangunan semi terbuka utk resto,LT 1300m2,LB 360m2,di Jl.Timoho Raya no 38A (tengah kota),parkiran luas, nyaman, H: 087839410497
36281-3
Seputaran Seturan selatan UPN, SHMP L163,LD 10 harga 7,5jt/m2 nego cepat WA 082148342966
35825-3
36372-3
Sewa Avanza Bru+Driver 200rb. Terima Angkut Pick Up 100rb.TS Rent Telp/WA/SMS: 081390915874
Tanjung Asri tmr Bndr AdiSucip-to Tp.50/112:450jt,SHM,IMB,H:0817 700 272 / 0813 2706 5072
Utara SPBU Semaki Kusumanegara Fas. 5KT AirSmr 1300Wt RK Luas 25Jt Hub.Soni 0877.3871.8183
Tnh Strtegis SHM Lt143m ld8m ling Asri khas desa dkt Kec Sanden 79jt 087719517771 pmlk lsg
Kios3X10&3X5 600/400/Bulan Barat Apotek Kentungan Cocok Angkringan,Sol Sepatu 081802228289
36270-3
36372-3
36353-3
36317-3
36325-3
DOK. OTOMOTIF GROUP
- Mitsubishi Kuda jadi alternatif pilihan mobil
angin’, mau tidak mau harus dilakukan pemompaan pada komponen priming pump untuk mengeluarkan udara yang ada di ruang bahan bakar. Priming pump ini bisa dilakukan secara manual dan berulang kali, yakni dengan menggunakan telapak tangan. Jika dirasa sudah berat, itu menandakan bahwa solar su-
Tanah Kav Siap Bangun 148Jt Kawasan Perumahan sdh jadi Wates SHGB&IMB Lengkap 081329391565
TANAH DIJUAL Dijual SHM Pkrg L 102m2 H.125Jt Barat Terminal Jombor Hub: 0878 2130 0110 / 0877 3112 7485
36378-3
36308-3
35727-3
Penyebab Mesin Diesel Masuk Angin JAKARTA, TRIBUN - Istilah masuk angin pada mobil mesin diesel sudah tidak asing lagi didengar. Kondisi yang terjadi lantaran ada udara yang terperangkap di dalam saluran bahan bakar. Dealer Technical Support Dept. Head PT Toyota Astra Motor, Didi Ahadi mengatakan, masuk angin pada mobil mesin diesel terjadi umumnya karena terlambat mengisi bahan bakar minyak (BBM). “Biasanya karena tangki bahan bakar yang kosong atau terlambat melakukan pengisian. Sehingga, udara ikut masuk ke dalam sistem bahan bakar,” ujar Didi kepada Kompas.com. Didi menyarankan, para pemilik mobil mesin diesel sebaiknya segera mengisi bahan bakar saat indikator bahan bakar mendekati huruf E. Hal ini untuk mengantisipasi adanya udara dalam tangki bahan bakar yang ikut terbawa. Jika mesin diesel sudah mengalami gejala ‘masuk
36273-3
KONVEKSI Jual Benang Jahit 10 ribu/Dosin Ritsleting Alat Jahit Konveksi Toko Semarang 082325606180
36321-3
REPARASI Ahli&cpt dtg:mcuci otomats/lm kulkas,freser,sokis,AC,dll.BejoTeknik081223457569-0817277569
36184-3
KENDARAAN
SUZUKI Suzuki Wagon Standar Hitam 2014 Milik a.n Sendiri Bagus Luar Dalam 65Jt/Ng Hub081392414878
36303-4
Kesempatan Bekerja utk Waiters dan Security diresto Prambanan. WA: 081238398005. Klaten
Dbthkn Tng Srbutan Produksi bs Nyopir Mbl wajib pnySIM A Gj awal 1,3Jt maks40th H:RJ Snack Lok Area TVRI/JCM 08112647483
RUMAH DIJUAL
DAIHATSU Daihatsu Xenia r 1.3 manual th2016 plat ab tg1 cover jok km dikit istw bs 80jt087738161427
LES/PRIVAT Bisa Bisa Privat-Social Distancing Confidence Conversation,PD 6 Hari.489 203/WA:0818774461
Dibutuhkn segera Asisten Rumah Tangga Kriteria:wanita,rajin,jujur, tidur dalam,maks.40th,diutamakan bs memasak.Hubungi Pemilik rumah 081904722346
36282-3
36323-3
MITSUBISHI DISKON BESAR Mitsubishi Pajero & Xpander. Bayar cicilan bulan ke3. Minat WA: 081227710655
36274-3
36287-3
Dbthkan krywn laki2 srbutan bw lmrn Tk.Central jaya godean km6,5 nglarang mx38th.0821.373.543.58
36367-3
36311-3
BIRO IKLAN Psang Iklan diTrbn/KR/OLX/SM/ Slopos/Kompas.Insert Brosur Oke WA/sms085100544243 Jago Km6,5
LOWONGAN KERJA
ADM-KEUANGAN Bth Staf Adm Maks28th.Dtg lsg Toko Jogja kain kiloan Jl UripSumoharjo 51 Hub: 085378405438
36231-4
36039-3
ELEKTRONIK Harga grosir/ecer macam2 alat listrik.Kunjungi:Berkat Listrik di Jl.Juminahan 3 Yogyakarta&Jl. Wonosari Km 10 Yogyakarta
LOWONGAN KERJA
dah berhasil dimampatkan. “Ketika tekanan sudah berat, itu tandanya solar sudah dimampatkan,” kata Didi. Penyebab lainnya juga bisa terjadi karena pembuangan air pada penampungan air (water sedimen). Didi menyarankan, sebaiknya serahkan pada teknisi yang ahli saat akan mengutak-atik bagian-bagian penting mobil. (kpc)
36313-5
36309-3
36296-5
Mesin Diesel Lebih Irit? JAKARTA, TRIBUN - Bicara mesin kendaraan, konsumen otomotif akan langsung tertuju pada dua pilihan yaitu mobil dengan mesin diesel atau bensin. Kedua jenis mesin ini memiliki keunggulan masing-masing, baik dari segi mekanisme maupun penggunaan bahan bakar. Jika dilihat dari konsumsi bahan bakar, mobil dengan mesin diesel diklaim lebih hemat dibandingkan dengan yang menggunakan mesin bensin. Meskipun, mobil dengan mesin bensin keluaran terbaru saat ini sudah menggunakan beragam teknologi canggih yang tentunya bisa semakin membuat hemat konsumsi bahan bakar. “Pertama, karena mesin diesel memakai kompresi yang sangat tinggi, jadi tenaga yang dihasilkan juga lebih besar per Cc bahan bakar. Efisiensi termal mesin diesel juga lebih bagus.” ujar Suparna, seorang teknisi, kepada Kompas.com. Kedua, lanjut Suparna, karena solar memiliki kandungan kalori yang lebih besar dari bensin. Sehingga, per liter solar akan mampu menghasil-
KOMPAS.COM/ADITYA MAULANA
ILUSTRASI - Salah satu bentuk mesin diesel pada kendaraan penumpang. kan tenaga yang lebih besar. “Kondisi tersebut yang membuat mesin solar menjadi lebih irit dibandingkan dengan mesin bensin,” ujarnya. Selain memiliki konsumsi bahan bakar yang lebih hemat, mesin diesel juga dikenal lebih kuat dibandingkan dengan mobil yang menggunakan mesin
bensin. Menurut Suparna, penyebabnya adalah mobil yang menggunakan mesin diesel memakai tipe long stroke. “Mesin dengan tipe long stroke bisa menghasilkan torsi yang lebih besar, dari kebanyakan mesin bensin yang menggunakan tipe mesin square,” kata Suparna. (kpc)
SOCCER HOT NEWS 14
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
ISTIMEWA
MENANTI LAGA- Bruno Fernandes menantikan kesempatan untuk bermain bersama Paul Pogba dalam laga Liga Premier.
BRUNO Fernandes menyebut peluang untuk berduet dengan Paul Pogba sebagai kesempatan fantastis. Dia mengaku tidak sabar menanti bergulirnya kembali Liga Inggris. Dia tidak sabar ingin bermain bersama dengan gelandang asal Prancis itu. Liga Inggris akan mulai digelar lagi pada 17 Juni mendatang. Bruno Fernandes belum pernah bermain bersama Pogba dalam satu pertandingan remis. Saat dia bergabung dengan Setan Merah pada Januari 2020 lalu, Pogba masih menjalani perawatan cedera. Pogba telah lama absen. Terakhir kali, pemain asal Prancis dimainkan pada laga Boxing Day pada Desember 2019. Saat itu, Bruno masih belum bergabung dengan MU. Kini, seiring dengan Liga Inggris yang akan segera dimulai lagi,
Pogba pun kini telah kembali latihan secara normal. "Ya tentu saja (ingin bermain dengan Paul Pogba). Saya pikir Paul adalah salah satu pemain terbaik di Manchester dan di dunia," ujar Bruno Fernandes dikutip Daily Mail. "Dia menderita cedera untuk waktu yang lama. Kesempatan bermain dengan Pogba akan menjadi kesempatan yang sangat fantastis karena Kita ingin bermain dengan pemain terbaik, kan?," ucap Bruno. Manchester United masih berpeluang untuk finis di peringkat empat besar dalam klasemen akhir liga Premier 2019/20. Bruno Fernandes yang sedang prima ditambah dengan Paul Pogba yang makin pulih dari cedera memberi harapan baru
untuk kebangkitan MU saat laga dilanjutkan kembali. Sebelumnya, mantan striker Manchester United, Dimitar Berbatov merasa optimistis dengan kondisi Paul Pogba yang makin fit akan membantu mendongkrak performa Setan Merah hingga naik ke posisi empat besar di klasemen. Manchester United saat ini berada di tempat kelima ketika Liga Premier terhenti karena pandemi virus corona. Mereka berada dalam kondisi yang baik dan hanya terpaut tiga poin di belakang Chelsea yang berada di posisi keempat. Pogba telah absen karena cedera kaki, tetapi istirahat yang panjang membuatnya bisa segera pulih. Ketersediaan Pogba ini menjadi tambahan amunisi baru bagi manajer Ole Gunnar Solskjaer.
Menurut Berbatov, Paul Pogba saat bermain dalam kondisi bugar bisa memberi United keunggulan atas lawan-lawannya. "Ini adalah berita bagus bagi tim. Yang berbahaya adalah dia (Pogba) tidak bermain terlalu lama. Kembalinya Pogba dari cedera yang panjang mungkin berdampak padanya, akan menarik untuk melihat apakah Solskjaer menempatkannya langsung ke pertempuran," kata Berbatov. "Ini akan menjadi pertama kalinya kita akan melihat (Bruno) Fernandes dan Pogba bermain bersama dan akan menarik untuk melihat apakah mereka bisa cocok. Ini bisa menjadi kemitraan yang hebat," ucap Berbatov. "Ini adalah peluang besar bagi United dan mereka tahu itu.
Mudah-mudahan, mereka akan siap menghadapi tantangan itu karena selisih tiga poin bukanlah apa-apa," katanya. Berbatov mengatakan dia penasaran untuk melihat berapa lama waktu yang dibutuhkan sebelum tim liga Inggris bisa segera mencapai kekuatan mereka lagi setelah laga dimulai kembali. "Akan menarik untuk melihat berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk mencapai tingkat kualitas, kecepatan, dan intensitas yang tinggi. Ini mungkin seperti menonton pertandingan persahabatan atau sesi latihan, mirip dengan yang dirasakan dalam beberapa pertandingan di Bundesliga," katanya. Liga Premier dijadwalkan akan dimulai pada 17 Juni. Total
pertandingan Liga Premier tersisa 92 laga setelah tuntas mereka menggelar 288 laga dari total laga hingga akhir musim sebanyak 380 pertandingan. Tim pemimpin klasemen, Liverpool akan segera memastikan diri menjadi juara Liga Premier. Mereka unggul 25 poin di klasemen sementara dari Manchester City yang baru mengumpulkan 57 poin. Dua tim lainnya yang saat ini menghuni empat besar klasemen sementara adalah Leicester City di peringkat ketiga dengan 53 poin dan Chelsea di peringkat empat dengan 48 poin. Setan Merah berada di peringkat kelima dengan 45 poin. Unggul dua poin dari Wolverhampton yang menempati peringkat keenam. (Tribunnews/ mba)
SOCCER SHORTS KAI HAVERTZ- Striker Bayer Leverkusen, Kai Havertz akan bergabung dengan jajaran pemain kelas dunia di masa depan. Tetapi legenda sepak bola Jerman, Rudi Voller berharap agar Havetz bertahan dulu di Bayer Leverkusen selama satu tahun lagi. Havertz telah banyak dikaitkan akan pindah. Sejumlah klub elite termasuk Bayern Muenchen, Manchester United, Liverpool, dan Real Madrid meminati pemain muda itu. Pelatih Peter Bosz mengatakan klub yang menginginkannya harus siap membayar setidaknya 100 juta Euro. Pemain berusia 20 tahun itu mencetak 17 gol Bundesliga pada 2018-19 dan musim 2019/20 ini telah mencetak 11 gol dan memasok lima assist dalam 26 penampilan. "Dia merasa nyaman, dia masih memiliki kontrak hingga 2022, tetapi kita tahu bahwa Kai akhirnya akan pindah ke klub kelas dunia. Tapi dia masih di sini, dan aku masih punya harapan bisa mempertahankannya selama setahun lagi," kata Voller kepada Sky Sports. (mba)
DIEGO MARADONA- Legenda sepak bola asal Argentina, Diego Maradona telah mengesampingkan spekulasi seputar masa depannya. Dia telah menandatangani kontrak selama satu tahun lagi sebagai pelatih di Gimnasia y Esgrima La Plata. Maradona ditunjuk sebagai pelatih Gimnasia pada bulan September, meskipun ia sempat hengkang pada bulan November dan telah kembali. Maradona habis masa kontraknya pada akhir musim. Kedua pihak dilaporkan gagal mencapai kesepakatan mengenai kontrak pada awal minggu. Namun, Gimnasia, yang merayakan ulang tahun ke 133 mereka pada hari Rabu, mengumumkan berita tentang pembaruan kontrak dengan Maradonanya hingga tahun 2021. Maradona sebelumnya mengisyaratkan perjanjian saat ia mengucapkan selamat kepada Gimnasia pada ulang tahunnya di Instagram. "Hari ini adalah hari ulang tahun El Lobo. Selamat kepada @Gimnasia_Oficial. Hatiku biru dan putih. Ayo kita lanjutkan," tulisnya. (mba)
TONI KROOS- Gelandang Real Madrid, Toni Kroos percaya tim yang beradaptasi terbaik saat musim LaLiga akan meraih kesuksesan. Setelah ditunda pada bulan Maret karena pandemi virus corona, kampanye LaLiga akan dimulai kembali pada 11 Juni. Real Madrid tertinggal dua poin dan Barcelona dengan 11 pertandingan tersisa musim ini. Kroos, yang timnya akan menjamu Eibar di pertandingan pertama mereka, mengatakan siapa pun yang beradaptasi dengan permainan tanpa penonton akan berhasil. "Kami berlatih untuk 11 pertandingan mendatang. Ini pertama kalinya kami harus memainkan pertandingan tanpa para penggemar, mari kita lihat bagaimana keadaannya, dan tim yang beradaptasi lebih baik dengan situasi ini adalah yang akan menang," katanya kepada Real Madrid TV. (mba)
Tottenham Rahasiakan Satu Orang Positif COVID-19 SEKITAR dua pekan sebelum pertandingan liga Inggris kembali digelar usai ditunda karena pandemi, satu orang yang ikut tes Covid-10 di tim Tottenham Hotspur dinyatakan positif terpapar virus korona. Tottenham telah mengumumkan ada satu orang yang positif. "Kami telah diberitahu oleh Liga Premier bahwa bawah kami telah menerima satu orang yang dites positif untuk COVID-19 setelah tes terakhir di Pusat Pelatihan kami," demikian pengumuman yang dibuat Tottenham tribunjogja.com
di akun resmi twitternya. "Karena kerahasiaan medis, nama individu tidak akan diungkapkan. Saat ini yang bersangkutan tidak menunjukkan gejala apa-apa dan sekarang akan menjalani isolasi mandiri selama tujuh hari, sesuai dengan protokol kesehatan yang diberikan Liga Premier, sebelum menjalani pengujian lebih lanjut," katanya. "Kami akan terus mematuhi secara ketat protokol Kembali ke Latihan menjelang Liga Premier, sehingga @tribunjogja
memastikan bahwa Pusat Pelatihan kami tetap merupakan lingkungan kerja yang aman dan bebas virus," katanya. Telah dilakukan tes sebanyak 1.197 tes yang dilakukan terhadap pemain dan staf di klub papan atas Inggris pada hari Senin dan Selasa. Sejalan dengan kebijakan yang ditetapkan Liga Premier, klub atau individu tidak menyebutkan nama yang positif, meskipun Spurs dengan cepat mengkonfirmasi bahwa salah satu orang di timnya positif Covid-19. @tribunjogjafanspage
Sebelumnya, dalam empat putaran tes yang telah dilakukan ada 12 kasus positif ditemukan dari mereka. Uji tes Covid-19 kelima akan dilakukan sebagai langkah berikutnya yang akan dilakukan sebagai persiapan Liga Premier untuk kembali beraksi tanpa penonton. Liga Premier akan dimulai kembali pada 17 Juni dengan pertandingan antara Manchester City dan Arsenal, dan Aston Villa dan Sheffield United akan menjadi dua laga pertama. (Tribunnews/mba) tribunjogja
TWITTER/TOTTENHAM
LATIHAN- Para pemain Tottenham saat menjalani latihan dengan cara bermain voli dengan menggunakan kaki pada masa pandemi korona. Satu orang positif dalam tes Covid-19 terbaru yang digelar Tottenham. tribunjogjatv
MALIOBORO BUFFER 15
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
Anggaran Pilkada Serentak Bisa Bengkak zzKPU DIY Kaji Pilkada di Tengah Pandemi Covid-19
TRIBUN JOGJA/HASAN SAKRI
HIDROPONIK - Warga menanam sayuran jenis selada dengan sistem hidroponik yang
memanfaatkan lahan kosong di Namburan Lor, Panembahan, Kota Yogyakarta, Senin (1/6). Warga setempat menanam berbagai sayur-mayur dan berternak ikan lele yang hasilnya kembali dapat dimanfaatkan.
Pengunjung Swalayan dan Pasar Tradisional Dibatasi
YOGYA, TRIBUN - Komisi Pemilihan Umum (KPU) DIY memprediksi jika anggaran untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak di DIY akan membengkak. Hal itu diyakini lantaran aturan baru yang sedang diwacanakan oleh KPU RI terkait tata cara Pemilu di tengah Pandemi Covid-19. Ketua KPU DIY, Hamdan Kurniawan mengungkapkan, draft perubahan Peraturan KPU (PKPU) tersebut memang belum disepakati oleh KPU RI dan juga DPR RI. Dalam salah satu poin yang dibahas saat ini, muncul opsi akan dilakukan pengurangan Daftar Pemilih Tetap (DPT) dalam satu Tempat Pemungutan Suara (TPS) Namun, jika melihat kondisi sekarang ini, pesta demokrasi empat tahun sekali ini harus menyesuaikan protokol kesehatan lantaran di tengah Pandemi Covid-19. Pengurangan DPT untuk satu TPS pun diharapkan mampu menekan laju penyebaran Covid-19 di TPS. “Kalau biasanya kan kuota untuk satu TPS itu 800 DPT. Nantinya akan dikurangi menjadi 500 DPT,” ungkapnya, Kamis (4/6). Ia menambahkan, opsi tersebut harus diambil lantaran sebagai upaya pencegahan penularan Covid-19 di tengah Pemilu. Secara otomatis, lanjut dia, penambahan TPS harus dilakukan. Untuk saat ini saja, di tiga Kabupaten yang bersiap menggelar Pilkada sudah ada 4792 TPS. Jika harus dilakukan pengurang-
zzDisperindag Susun Draf SOP untuk New Normal YOGYA, TRIBUN - Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) DIY, Aris Riyanta, memastikan akan ada pembatasan jumlah pengunjung yang berbelanja di swalayan maupun pasar tradisional. Hal tersebut dituangkan dalam draf SOP new normal untuk OPD yang dibawahinya. “Ini kami sudah membuat dengan rincian kegiatannya. Kalau di pasar tradisional bagaimana pengelola pasarnya, pedagang, pengunjung pasar. Termasuk di pasar ada buruh gendong harus bagaimana, ini sudah coba kami susun,” ucapnya, seusai rapat di Gedung Pracimasana Kompleks Kepatihan, Kamis (4/6). Aris mencontohkan, untuk pasar tradisional maka menjadi kewajiban pengelola pasar melakukan pengatur-
an pintu keluar dan masuk pasar.”Biar tidak senggolan. Satu arah. Pintu masuk dan keluar bisa berdampingan atau ada pembatas, atau masuk sini keluar sana tinggal pengaturan di lapangan sesuai dimensi pasar,” tambahnya. Pengelola pasar juga wajib menyediakan wastafel, hand sanitizer, dan thermal gun. “Lalu pengelola pasar juga harus menghitung jumlah pengunjung, harus ada distansi sekian, jadi separuh sik. Nanti diatur,” ucapnya. Aris memberikan saran kepada pengunjung yang datang agar sudah membawa daftar belanjaan ketika berada di pasar maupun mal. “Kami kan dengan new normal, kalau dulu ke pasar, di mal nggak pernah bawa catatan. Tapi sekarang harapannya sasaran
jelas dan berada di wilayah itu waktunya lebih terbatas,” ujarnya. Aris mengimbuhkan, hal ini juga membutuhkan pemahaman dan kesadaran dari pengelola dan pengunjung pasar untuk melaksanakan protokol kesehatan. “Ya pakai masker, mencuci tangan, dan yang berjualan pakai face shield dan sarung tangan,” pesannya. Ia mengatakan SOP tersebut nantinya akan dibicarakan lebih lanjut dengan kabupaten/kota. “Kewenangan yang mengatur secara langsung kabupaten/kota yang bersangkutan. SOP ini akan dikomunikasikan dan koordinasikan kepada temanteman ASN di kabupaten/ kota yang bersangkutan untuk bisa diadaptasikan,” pungkasnya. (kur)
Bukan Sekadar Formalitas
Sebagai bentuk antisipasi penularan serta meminimalkan adanya klaster baru di Kota Yogyakarta,” lanjutnya Ia juga mengingatkan Pemkot Yogyakarta agar protokol pencegahan Covid-19 di pasar tradisional diawasi dengan ketat. “Protokol pen-
cegahan Covid-19 di pasar tradisional harus diawasi ketat, terkait adanya tempat cuci tangan yang memadai, pengukuran suhu badan, wajib menggunakan masker, serta penerapan physical distancing saat berada di pasar,”tutupnya. (maw)
di masing-masing sekolah karena setiap jenjang bedabeda,” bebernya. Aji juga menyinggung beberapa upaya yang dilakukan menyambut new normal di bidang pendidikan yang disebut sebagai pra pelaksanaan kenormalan baru. “Perlu ada pendataan tentang guru, siswa, alamat, riwayat kesehatan, kemampuan ekonomi orang tua, dan lain-lain. Itu sebagai pra pelaksanaan new normal di bidang pendidikan,” ucap Aji. Mengenai kepastian proses belajar mengajar yang rencananya akan dimulai pada 13 Juli 2020, Aji mengatakan bahwa semuanya tetap mempertimbangkan kondisi yang ada. Bila penambahan kasus positif Covid-19 di DIY dinilai masih
tinggi, maka rencana tersebut akan diundur. “Pendidikan paling belakang (kembali normal) karena menyangkut keselamatan siswa,” tegasnya. Tunggu arahan Terpisah, Kepala Bidang (Kabid) Perencanaan dan Pengembangan Mutu Pendidikan Disdikpora DIY, Didik Wardaya, menjelaskan pihaknya menyusun SOP sembari menunggu arahan yang dikeluarkan lebih lanjut dari pemerintah pusat dalam hal ini Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. “Saat new normal diterapkan, pembelajaran tatap muka di kelas lebih banyak untuk koordinasi pelajaran. Adapun untuk latihan soal atau penugasan yang lain dilakukan di rumah,” ungkapnya.(kur)
gram kerja sebagai duta bahasa, semisal mengajar ke anak-anak di desa-desa, mengajar di SLB 1 Bantul juga. Kami membacakan buku sambil mengenalkan bahasa Inggris kepada anak-anak sambil diiringi musik, suasananya santai,” papar gadis yang sering mengikuti perlombaan fashion show ini.
Dari pengalaman itu ia pun berniat mencontohnya untuk diterapkan kepada masyarakat yang lebih luas saat telah lulus kuliah. “Selain itu, kalau Balai Bahasa ada acara, kami ikut. Saya jadi mengenal banyak orang baru, wawasan bertambah luas,” ujar perempuan yang berdomisili di Sewon, Bantul ini. (uti)
zz Sambungan Hal 9
guna memastikan bahwa pasar tradisional di Kota Yogyakarta aman untuk dikunjungi.
Jam Belajar Dipangkas 3,5 Jam zz Sambungan Hal 9
KTSP. Ya KTSP kan dibuat oleh sekolah,” urainya. Mengenai ketentuan APD tambahan yang digunakan siswa ketika masuk nanti, apakah cukup mengenakan masker atau dilengkapi face shield atau pelindung wajah, pria yang pernah menjabat sebagai Kepala Disdikpora ini pun angkat bicara. “Khusus untuk protokol sama dengan yang lain yakni masker, cuci tangan, jaga jarak. Persoalan sekolah buat SOP sendiri misalnya pakai penutup wajah, harus pakai lengan panjang, misalnya kemudian ada pembelajaran online, nanti SOP
Bahasa Inggris zz Sambungan Hal 9
terpilih sebagai peraih nilai tertinggi dalam cabang Uji Kemahiran Bahasa Indonesia (UKBI). Dari kompetisi tersebut, Adia mengaku mendapat banyak pengalaman baru. “Saya menjalankan pro-
tribunjogja.com
@tribunjogja
an DPT kemungkinan besar anggaran operasional ikut bertambah lantaran terjadi penambahan TPS. Salah satu contoh, pada gelaran pemilu tahun 2019 lalu di Kabupaten Bantul ada 1.537 TPS. Jumlah tersebut merupakan hasil pengurangan dari ketentuan jumlah TPS semula yang mencapai 3.340 TPS. Lantaran terjadi regulasi baru terkait penambahan kuota DPT untuk satu TPS berisi 800 DPT pada waktu itu, pengurangan TPS pun dilakukan. Sementara jumlah DPT tahun 2019 untuk Kabupaten Bantul saat itu mencapai 707.009 jiwa. Jika dilakukan pengurangan DPT kembali, artinya jumlah TPS di Bantul akan kembali menjadi 3.340 TPS. “Itu sudah menjadi konsekuensi. Anggaran yang harus dikeluarkan juga bertambah,” ungkapnya. Anggaran Pilkada yang telah ditetapkan, lanjut dia, untuk Kabupaten Bantul mencapai Rp21 miliar, Gunung Kidul Rp28 miliar sedangkan di Kabupaten Sleman mencapai Rp25 miliar. Menurut Hamdan, dalam penambahan anggaran Pilkada serentak ini, Pemda DIY tak bisa memberikan biaya tambahan. Ia menyadari jika Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) DIY sudah tersedot untuk penanganan Covid-19. “Kemarin juga sudah kami rapatkan bersama KPU pusat. Penambahan anggaran tersebut sedang diusulkan menggunakan Aanggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN),” tegasnya.
Susun draf Hamdan menambahkan, rencana kelanjutan Pilkada serentak 2020 kembali bergulir. Desakan dari beberapa pihak untuk tetap menggelar Pilkada serentak tetap muncul. Untuk menyambut rencana itu, saat ini KPU sedang menyusun draft Peraturan KPU (PKPU) perubahan atas PKPU tahapan dan jadwal pemilihan. Dia menyampaikan, sebelumnya ada empat tahapan yang tertunda dalam penyelenggaraan Pilkada yang telah disiapkan. Pertama, pelantikan dan masa kerja Panitia Pemungutan Suara (PPS) dan Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) Kedua, verifikasi faktual calon perseorangan, ketiga yakni pemutakhiran daftar pemilu serta terakhir rekruitment Petugas Pemutakhiran Daftar Pemilih (PPDP). Ia mengatakan, berdasarkan hasil rapat beberapa bulan lalu, Pilkada 2020 akan dilangsungkan bulan Desember. “Kami sedang berhitung ulang banyak hal terkait anggaran dan kesiapan pemilu di tengah pendemi,” katanya. Hamdan menyadari jika semula Pilkada akan digelar pada September mendatang. Lantaran terjadi pandemi seperti sekarang ini, keputusan politik berkata jika Desember dapat dilaksanakan. Tahapan pemilu itu pun harus dijadwalkan ulang, ia mengatakan jika memang harus dilaksanakan bulan Desember nanti, aktivasi para PPS dan PPK harus disiapkan tanggal 15 Juni. (hda)
Guru Dewi Juara Nasional YOGYA, TRIBUN - Dewi Endrasti, guru SD Muhammadiyah Karangkajen, Yogyakarta sukses menyabet uara 3 lomba pembuatan video pembelajaran tingkat nasional yang digelar penerbit Erlangga. Dewi mampu menembus tiga besar dalamlomba yang diikuti sekitar 1.400 guru dari seluruh indonesia. Kepala SD Muhamma-
diyah Karangkajen, Tri Nugraha, menyampaikan apresiasinya atas prestasi yang diraih Guru Dewi tersebut. Prestasi tersebut diharapkan dapat memberikan manfaat bagi para guru dan masyarakat luas terkait pembelajaran. Selain itu diharapkan para siswa dan para guru termotivasi untuk mengembangkan diri dan meraih prestasi
sesuai dengan kompetensi serta bidangnya masingmasing. “Tidak menutup kemungkinan bahwa di tengah pandemi covid yang berdampak pada kebijakan Belajar Di Rumah (BDR) dan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) akan memunculkan banyak karya,” ujarnya, kemarin. Dalam hal ini sekolah memberikan kesempatan
kepada para guru dan siswa seluas-luasnya untuk berkarya, serta memberikan pendampingan yang dibutuhkan oleh para guru dan siswa dalam membuat karya-karyanya. Dalam waktu yang sama, karya tulis yang dibuat oleh guru SD Muhammadiyah Karangkajen, Best Practice bakal diikutkan lomba dalam waktu dekat ini. (rls)
Satu Pedagang Ikan Reaktif
menjalani rapid tes yang dilaksanakan oleh Pemerintah Kota Yogyakarta. Rapid test dilakukan dalam dua hari, Rabu (3/6) dan Kamis (4/6). “Sampel ada 10 pasar, Beringharjo Timur 89 pedagang, Demangan 24 pedagang, Karangwaru 4 pedagang, Kranggan 25 pedagang, Patuk 9 pedagang, Serangan 13, Kotagede 21, pasar buah sayur Giwangan 36, Sentul 13, Pasty 18 pedagang. Jadi total ada 250 pedagang,” katanya. Heroe menerangkan pasar-pasar tersebut dijadikan sampel karena mewakili beberapa daerah, khususnya perbatasan. “Pasar-pasar ini sudah mewakili semua wilayah, baik timur, barat, utara, selatan, dan tengah. Jadi supaya bisa terlihat nanti sebarannya seperti apa,”
terangnya. Tahap pengujian Terkait dengan hasil, ia masih belum bisa membeberkan, sebab masih dalam tahap pengujian oleh UGM. Pihaknya menyerahkan sepenuhnya proses rapid test tersebut pada Fakultas Kedokteran UGM. “Hasil belum bisa disampaikan, nanti masih menunggu pengujian dari UGM. Kami ikuti metode dari UGM seperti apa, supaya nanti hasilnya bisa maksimal,” ujarnya. Setelah pasar tradisional, Pemerintah Kota Yogyakarta akan melanjutkan rapid tes acak dengan sasaran mal, kafe, dan restoran. “Kami sudah koordinasikan, sebagian sudah menyetujui. Ternyata mereka juga antusias untuk mengikuti rapid test ini. Nanti yang menjadi sasaran ada-
lah tenant dan karyawan, sama seperti Indogrosir. Kemudian baru kami tracing. Harapannya tidak ada kasus baru,” terangnya. Sekretaris Dinas Kesehatan Kota Yogyakarta, Tri Mardoyo menambahkan pedagang yang reaktif akan langsung karantina di shelter yang sudah disiapkan. Ada dua shelter yang sudah bisa digunakan, shelter Kemensos dengan kapasitas 70 orang dan shelter PU dengan kapasitas 40 orang. “Kalau reaktif, kami karantina dulu di shelter, dan swab. Kalau sudah swab tetap kami karantina di shelter dulu sambil menunggu hasil. Kalau negatif kami kembalikan ke masyarakat dan isolasi mandiri. Kami siapkan saja semuanya, dan antisipasi segala kemungkinan,” tambahnya. (maw)
tah kepada pedagang pasar tradisional. Ia menyadari bahwa pemasukan pedagang sangat berkurang, bahkan ada pedagang yang akhirnya tutup karena Covid-19. “Artinya kan kami masih memberikan kesempatan pada pedagang untuk berjualan. Kami masih support,” sambungnya. Pihaknya pun akan melakukan evaluasi kembali, jika nanti perlu perpanjangan kembali. Dukung kebijakan Upaya Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Yogyakarta memberikan
keringanan retribusi bagi pedagang pasar tradisional mendapat dukungan dari anggota Komisi B DPRD Kota Yogyakarta, Nurcahyo Nugroho. Menurut Nurcahyo langkah Disperindag untuk memperpanjang keringanan restribusi merupakan langkah yang tepat. Mengingat kondisi pedagang saat ini masih belum pulih dari dampak pandemi Covid-19. “Saya mendukung perpanjangan keringanan restribusi hingga Juni. Masih banyak pedagang pasar yang belum bisa berjualan seperti biasa (normal),” ka-
tanya kepada Tribun Jogja, Kamis (4/6) malam. Ia menyebutkan keringanan restribusi pedagang beragam. Sejauh ini pedagang di Pasar Beringharjo barat dan Klitikan Pakuncen mendapat keringanan 75 persen. Sementara Beringharjo Tengah, Beringharjo Timur, Kranggan, Giwangan dan Pasty mendapat keringanan hingga 50 persen, dan pasar lainnya 25 persen. “Tentu pemberian keringanan ini nantinya akan dievaluasi lagi, dan juga menyesuaikan dengan status tanggap darurat,” ujarnya. (maw)
untuk menginformasikan produknya juga dapat mendaftarkan melalui kontak admin yang disediakan,” ungkapnya Kegiatan pengabdian Pelaksana tugas (Plt) Wakil Dekan Bidang Penelitian, Pengabdian kepada Masyarakat, Alumni, dan Hubungan Internasional SV UGM,
Silvi Nur Oktalina, menyampaikan program kegiatan pengabdian kepada masyarakat tahun 2020 ini banyak yang diarahkan dalam rangka tanggap Covid-19. Salah satu adalah pembuatan pasar online warungjogja.com. “Kegiatan ini sangat strategis dalam rangka menghubungkan produsen dan kon-
sumen untuk bertransaksi tanpa harus keluar rumah sehingga dapat ikut mengurangi resiko penyebaran Covid-19. Warungjogja.com juga bertujuan untuk membantu UMKM di Jogja memasarkan produk yang dihasilkan sehingga roda perekonomian tetap berjalan,” katanya. (Noristera Pawestri)
zz Sambungan Hal 9
di Kota Yogyakarta. Ada 10 pasar tradisional yang menjadi sampel rapid test. Tujuan rapid tes acak tersebut adalah untuk memastikan tidak ada klaster baru di Kota Yogyakarta. “Saat ini kasus di Kota Yogyakarta sangat landai, tiga minggu ini tidak ada penambahan kasus baru. Hanya dari PDP (Pasien Dalam Pengawasan) yang naik jadi positif. Makanya kami coba rapid test acak ini, untuk memastikan bahwa Kota Yogyakarta aman, tidak ada kasus tersembunyi,” tambahnya. Sementara itu, ada sebanyak 250 pedagang pasar tradisional yang sudah
Keringanan Retribusi zz Sambungan Hal 9
“Beringharjo barat ada 1.600an yang mendapat 75 persen. Mereka kan menjual batik dan fashion, selama pandemi Covid-19 ini mereka pemasukan sangat minim, bahkan tidak ada pengunjung. Berbeda dengan pedagang lain, terutama sembako yang saat ini masih relatif lancar,” ungkapnya. Menurut dia pemberian keringanan retribusi adalah bentuk dukungan pemerin-
Bantu Warga Penuhi Kebutuhan zz Sambungan Hal 9
tak (WhatsApp) serta dapat melihat lokasi warung tersebut dari rumah masingmasing. “UMKM yang berminat
@tribunjogjafanspage
tribunjogja
tribunjogjatv
16
JUMAT PAHING 5 JUNI 2020
Melanggar Protokol
Ikut Lelang Kaus
JADON Sancho dan beberapa pemain sepak bola Eropa lainnya terancam mendapat peringatan dari Borussia Dortmund. Pasalnya, Sancho dan beberapa rekannya melanggar protokol kesehatan Liga Sepakbola Jerman (DFL) terkait pencegahan penularan virus corona. Sancho dan beberapa rekannya menikmati saat-saat dipotong rambut. Dalam foto-foto yang diterbitkan oleh BILD, Sancho, Axel Witsel, Thorgan Hazard, Raphael Guerreiro, Dan-Axel Zagadou, dan Manuel Akanji terlihat mendapatkan potongan rambut dari tukang cukur, Winnie Nana Karkari di rumah mereka tanpa mengenakan masker. Menurut peraturan DFL, pemain seharusnya tidak kontak dengan publik. Selalu tinggal di rumah dan tidak menerima tamu. (mba)
SEJUMLAH bintang Liga Premier telah menandatangani kaus mereka untuk ikut lelang amal sebagai upaya mengumpulkan uang untuk layanan kesehatan di Inggris selama pandemi virus corona. Para pemain papan atas meluncurkan kegiatan bersama '#PlayersTogether' mereka pada bulan April, sebuah inisiatif yang bekerja bersama NHS Charities Together. Dalam perkembangan terakhir pada hari Rabu, pemain menyumbangkan lebih dari 500 kaus tim mereka yang ditandatangani untuk lelang Kaos Pahlawan di eBay, dengan masing-masing tiket seharga 5 poundsterling. Kapten Liverpool, Jordan Henderson termasuk di antara mereka yang memposting keterlibatan mereka di Twitter. Duo lini tengah Manchester City; Kevin De Bruyne dan David Silva juga terlibat, bersama dengan kapten Manchester United, Harry Maguire. (mba)
ISTIMEWA
TERANCAM ABSEN-
Lionel Messi terancam absen dalam laga Barcelona menghadapi Mallorca karena mengalami cedera paha pada sesi latihan.
B
TERANCAM ABSEN
INTANG Barcelona, Lionel Messi diragukan untuk bisa tampil memperkuat Barcelona pada laga melawan Mallorca akhir pekan depan. Messi absen latihan pada Rabu karena cedera paha. Messi terancam absen saat Barcelona kembali beraksi dalam pertandingan LaLiga pada 13 Juni. Messi tidak mengikuti latihan pada hari Rabu (3/6) lalu karena masalah aduktor (paha). Laporan media Spanyol mengatakan Messi berlatih di gym dan terpisah dari rekan satu timnya. Barcelona akan kembali berlatih pada hari Jumat ini sebagai sesi persiapan lanjutan menjelang dimulainya kembali LaLiga. Menurut Esport3, saluran televisi yang berbasis di Spanyol, pemain berusia 32 tahun itu absen dari sesi latihan karena masalah paha. Skuat Barcelona ditempatkan dalam latihan mereka di kompleks klub di Sant Joan Despi menjelang dimulainya kembali LaLiga pada 11 Juni. Tidak adanya Messi menjadi sorotan media dalam latihan yang diawasi oleh pelatih Quique Setien. Tidak adanya bintang Barca itu memicu spekulasi bahwa ia telah mengalami cedera yang tidak akan pulih tribunjogja.com
pada saat laga pertama. Messi diperkirakan tidak akan tersedia untuk pertandingan Barcelona melawan Mallorca pada 13 Juni. Sepanjang musim ini, Messi telah mencetak 19 gol dan menyumbang 12 asis lagi sebelum pandemi virus corona menunda laga La Liga. Menurut laporan media di Spanyol, Messi berlatih sendirian di gym dan jauh dari rekan satu timnya. Namun, kabar Messi cedera tersebut diredam oleh sumber-sumber klub, dengan menyebutkan Messi memang dijadwalkan untuk latihan di gym pada sesi itu. Tetapi TV3 menyatakan bahwa Messi dilaporkan menjalani pemindaian MRI pada hari Selasa untuk menentukan sejauh mana masalah cedera yang dihadapinya sekarang ini. Barcelona akan kembali berlatih pada hari Jumat, di mana kemungkinan kabar yang simpang siur terkait Messi ini akan segera diklarifikasi. Pasukan Setien memiliki keunggulan tipis sebesar dua poin atas Real Madrid di puncak klasemen, dan telah dipaksa menunggu tiga bulan sebelum laga digelar @tribunjogja
kembali. Menurut TV3, Leo Messi mengalami cedera pada akhir sesi latihan pada hari Selasa dan menjalani MRI untuk memeriksa kondisinya. Menurut informasi yang sama, pemain bisa mengalami istirahat sebentar, yang akan memberinya waktu untuk pemulihan saat menghadapi debut melawan Mallorca di Son Moix. Waktu yang dibutuhkan untuk pemulihannya sekitar tujuh hingga sepuluh hari. Jadi, tampaknya ketidakhadiran Messi pada hari Rabu di sesi pagi ini bukan karena pekerjaan rutin Messi, seperti yang dijelaskan klub secara resmi, melainkan cedera yang bisa saja berusaha disembunyikan. Yang jelas adalah bahwa mulai sekarang, tim Barcelona harus memulihkan kembali kesehatan sang striker. Terutama dengan pertimbangan waktu, pada tanggal 13 Juni Barcelona menghadapi laga melawan Mallorca. Messi pada musim ini banyak mengalami cedera. Seharusnya tidak dilupakan bahwa pada awal liga, dan di sesi latihan pertamanya musim ini, ia harus mundur @tribunjogjafanspage
dari lapangan setelah menderita cedera di kaki kanannya. Cedera itu kambuh lagi pada sesi berikutnya sehingga torehan jumlah gol Messi menurun dari biasanya. Sementara itu, Mundo Deportivo dan Diario Sport melaporkan tidak ada cedera yang dialami Lionel Messi. Ketidakhadirannya di sesi latihan pada Rabu berkaitan dengan rekomendasi dari pelatih fisik Barcelona. Belum ada konfirmasi resmi dari klub Barcelona. Pelatih Barcelona, Quique Setien dilaporkan meliburkan skuat pada Kamis (4/6) dan akan kembali pada Jumat. Hari Rabu adalah hari ketiga latihan intensif yang mulai digelar sejak Senin oleh Barcelona. Tidak ada Messi, skuat asuhan Quique Setien turut mengundang beberapa pemain muda seperti Jorge Cuenca dan Kike Saverio. Lionel Messi sendiri sudah menunjukkan ketajamannya di sesi latihan Barcelona. Tak tanggung-tanggung, Lionel Messi langsung menceploskan enam gol pada sesi latihan seperti dikutip BolaSport.com dari Dugout, Senin (1/6). Pria berusia 32 tahun ini menggelontorkan lima gol menggunakan kaki andaltribunjogja
annya tersebut. Sementara itu, satu gol lainnya dicetak Lionel Messi memakai kaki kanan. Sebelumnya, Lionel Messi juga menyatakan akan ada new normal di sepak bola pasca-pandemi COVID-19. Messi merasa aneh untuk bermain sepak bola setelah sekian lama beristirahat karena kompetisi ditangguhkan. "Sepak bola, seperti kehidupan pada umumnya, saya pikir tidak akan pernah sama," ujar Messi. "Kembali ke pelatihan, pertandingan, dan apa pun yang sebelumnya dilakukan dengan cara normal, sekarang harus dimulai lagi, tetapi secara progresif." "Ini akan menjadi situasi yang aneh bagi kami dan bagi siapa saja yang harus mengubah dinamika kerja mereka yang biasa," kata Messi. Lebih lanjut, Messi mengatakan bahwa rasa aneh itu muncul karena banyak orang yang mengalami masa-masa buruk selama penangguhan kompetisi. "Banyak orang menjalani waktu yang sangat buruk karena situasi ini telah memengaruhi mereka dalam beberapa cara," tutur Messi. (Tribunnews/mba) tribunjogjatv