Waspada,Jumat 13 mei 2011

Page 1

Shalat Jumat Di Mana? Lihat hal. C4 Dan C8 Masjid Raya Medan

WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

http://epaper.waspadamedan.com

JUMAT, Legi, 13 Mei 2011/9 Jumadil Akhir 1432 H

No: 23505 Tahun Ke-65

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

Terbit 28 Halaman (A1-12, B1-8, C1-8)

Anggota DPR Akui Terima Uang Pulsa Rp14,4 Juta JAKARTA(Antara): Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Golkar Basuki Tjahaja Purnama membuat pengakuan. Uang pulsa yang ia terima setiap bulannya sebesar Rp14,4 juta. “Tunjangan komunikasi intensif Rp14,4 juta per bulan,” kata Basuki di Gedung DPR RI, Jakarta, Kamis. Dana tersebut, kata Basuki, dikirim ke rekening Bank Mandiri masing-masing anggota DPR. Menurut anggota Komisi II DPR RI itu, dana tersebut digunakan untuk komunikasi via telepon atau berhubungan secara langsung dengan konstituen. “Anggota DPR pun tak memiliki kewajiban untuk mempertanggungjawabkannya,” tambah dia. Ia melanjutkan, total pendapatan anggota DPR per bulan adalah Rp40 juta dan saat ini tunjangan rumah sudah dicabut. Basuki menuturkan, fasilitas uang pulsa tersebut tidak diberikan saat reses. Sebab pada waktu reses, anggota DPR mendapat dana sebesar Rp92 juta dan jumlah tersebut tergantung daerah pemilihan. “Karena selain komponen sosialisasi UUD 1945 sebesar Rp21 juta, ketemu konstituen Rp4,5juta x 12 pertemuan dan biaya transportasi,” jelasnya. Tuduhan LSM “Ngawur” Ketua DPR RI Marzuki Alie menegaskan bahwa tidak benar seluruh anggota DPR Lanjut ke hal A2 kol. 6

Harga Eceran: Rp2.500,-

Kasus Penyiraman Soda Api

Warga Binjai Diamankan

Waspada/Sugiarto

DAFTAR SNMPTN: Beberapa calon mahasiswa sedang mengisi formulir pembelian/pembayaran pin pendaftaran online Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) di Bank Mandiri Cabang USU, Kamis (12/5). Pelaksanaan SNMPTN akan digelar 31 Mei dan 1 Juni 2011. Sebagaimana diketahui untuk calon peserta reguler SNMPTN harus membayar biaya pendaftaran terlebih dahulu di Bank Mandiri untuk mendapatkan nomor identitas dan pin SNMPTN sepanjang 10 karakter.

MEDAN (Waspada): Seorang pemuda yang diduga kuat terlibat kasus penganiayaan dengan cara menyiramkan soda api ke wajah Masfar Sikumbang ditangkap Reskrim Polresta Medan bekerjasama dengan Polres Binjai dalam penyergapan di Kota Binjai, Selasa (10/5) malam. Informasi di Polresta Medan Kamis (12/5), pemuda yang diamankan itu disebut-sebut orang yang membonceng eksekutor dengan sepedamotor saat melakukan penyiraman soda api ke wajah dan tubuh Masfar Sikumbang di Jl. Adam Malik, Medan. Pemuda tersebut berinisial HP, warga Binjai itu.Namun, ia mengaku tidak mengetahui kalau sang eksekutor (penyiram soda api, buron-red) mengajaknya untuk melakukan tindakan penganiayaan itu. Dari pengungkapan kasus tersebut diperoleh informasi pihak kepolisian sepertinya mulai menemukan sejumlah nama diduga turut terlibat dalam kasus tergolong keji itu. “Ada sejumlah nama diduga terlibat dan disebut-sebut sebagai pencari eksekutor,” jelas sumber. Kapolresta Medan Kombes Tagam Sinaga yang dikonfirmasi Waspada mengatakan, tim masih bekerja dan meminta wartawan untuk bersabar. “Kalau semuanya sudah lengkap nanti kita paparkan kepada wartawan,” jelasnya. Lanjut ke hal A2 kol. 1

Jamaah Umrah Dan Warga Marah Terhadap Laporan BBC Yang Menyebut Air Zamzam Tercemar JEDDAH, Arab Saudi (Waspada): Laporan BBC dari Inggris yang menyebutkan air Zamzam dari Makkah berisi nitrat berkadar tinggi dan bakteri yang berpotensi merusak serta mengandung arsenik, telah mengundang reaksi marah dari para jamaah umrah dan penduduk.

Pihak berwenang Saudi menampik pernyataan tersebut dan mengatakan langkah-langkah yang sesuai telah diambil untuk menjamin keselamatan

Pasangan Pengganti Pilkada Ulang T. Tinggi Mendaftar Ke KPUD

Tolak Protap, Tiga Anggota DPRD Sibolga Temui Plt Gubsu

Eddy Syofian Mundur Dari Pj Walikota

MEDAN (Waspada): Tiga anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Sibolga menemui Plt Gubsu Gatot Pujonugroho di Kantor Gubsu, Kamis (12/5). Mereka menyampaikan aspirasi penolakan pembentukan Provinsi Tapanuli (Protap). Tiga anggota DPRD Kota Sibolga itu adalah anggota Fraksi Gabungan Bersama Hendri Tamba, Ketua Fraksi Partai Golkar Jamil Zeb Tumori dan anggota Fraksi PKS Jansul Perdana. Selain tiga anggota DPRD Kota Sibolga itu hadir juga Sekretaris

Waspada/Abdul Khalik

Drs H Eddy Syofian, MAP.

TEBINGTINGGI (Waspada): Pasangan pengganti pemungutan suara ulang Pilkada Kota Tebingtinggi dari No.4 untuk calon walikota Drs H Eddy Syofian, MAP, mendaftarkan diri ke KPUD, Kamis (12/5). Dia, datang bersama pasangannya calon wakil walikota Ir H Hafas Fadillah, MAP, MSi. Pendaftaran itu dilakukan di tengah kontroversi perizinan yang disyaratkan oleh peraturan yang ada. Dari pantauan, pasangan Drs.H.Eddy Syofian, MAP dan Ir H Hafas Fadillah, MAP.MSi, mulai berangkat dari kediaman keluarga di Jalan P. Irian, Kel. Persiakan, Kec. Padang Hulu, sekira pukul 16:00, diiringi

LENTERA

Panas Oleh Dedi Sahputra Dan tidak (pula) sama Yang Teduh (azh-Zhill) dengan Yang Panas (al-Haruur).(QS.35:21) PANAS itu selalu identik dengan ketidaknyamanan dan kemenderitaan. Panas berkonotasi negatif karena dia melampaui kewajaran. Dingin pun begitu. Ia adalah suatu kondisi yang membuat orang menderita karena berada di bawah garis kewajaran. Bahkan Allah SWT juga mengancam orang-orang durhaka dengan kondisi yang melampaui kewajaran dan kondisi di bawah kewajaran. “Inilah (azab neraka), biarlah mereka Lanjut ke hal A2 kol. 6

ratusan pendukungnya dari Partai Golkar, Partai Patriot dan sejumlah organisasi pendukung. Rombongan itu diterima Ketua KPUD Wal Ashri, SP dan dua anggota Salmon Ginting dan Maswarni serta Ketua Panwas Supriadi, sekira pukul 16:30. Sesaat akan mendaftar dan menyerahkan berkas persyaratan,Wal Ashri, SP, mengingatkan Lanjut ke hal A2 kol. 3

sumur Zamzam dan airnya. Mayoritas dari warga yang berbicara dengan Arab News mengatakan BBC jangan bermain-main dengan sensifitas

Partai Golkar Sibolga, Nurdin Z. Usai menemui Gatot Pujonugroho, Jamil Zeb Tumori mengatakan, DPRD Kota Sibolga telah memutuskan untuk tidak mendukung pembentukan Provinsi Tapanuli (Protap) melalui sidang paripurna pada 21 September 2006. Keputusan itu diambil berdasarkan aspirasi masyarakat yang beranggapan pemekaran tersebut tidak akan memberikan manfaat banyak. Pihaknya merasa dilecehkan DPRD Sumut yang menyetujui pembentukan Protap tersebut

umat Islam dan dunia Arab. Suleiman Abu Ghilya, presiden dari Kantor United Zamzam yang bertanggungjawab untuk membagi-bagikan air suci

tanpa berdiskusi dengan masyarakat dan DPRD Kota Sibolga. Karena DPRD Kota Sibolga tidak pernah sekali pun mengeluarkan surat dukungan terhadap pembentukan provinsi baru yang akan dimekarkan dari Sumut itu. Namun anehnya, dalam sidang paripurna DPRD Sumut yang dilaksanakan pada 9 Mei 2011 itu DPRD Kota Sibolga malah disebutkan memberikan dukungan. “Kami merasa Lanjut ke hal A2 kol. 6

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Waspada/Ist

PRESIDEN OCW Consortium Steve Carson menyerahkan penghargaan kepada Rektor USU Prof. Syahril Pasaribudi Massachusetts Institute of Technology Campus, Cambridge, USA.

Rektor Terima Penghargaan Di AS

Waspada/Sapriadi

APARAT sedang memeriksa bangkai sepeda motor yang hangus terbakar, di showroom penjualan sepeda motor Jalan Cokro Aminoto. Tidak ada korban jiwa, namun kerugian diperkirakan mencapai ratusan juta rupiah, Kamis (12/5)

Miranda Ancam Penjarakan Wartawan Televisi JAKARTA (Antara) : Mantan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia, Miranda Swaray Gultom, mengan-

tidak didasarkan dengan tes laboratorium dari air yang diambil dari sumur Zamzam.

USU Diharapkan Lebih Terbuka Dan Sebarkan Hasil Riset

Showroom Sepedamotor Terbakar KISARAN (Waspada): Puluhan sepedamotor hangus terbakar menyusul kebakaran satu showroom sepadamotor di Jalan Cokro Aminoto Kisaran, Kamis (12/5) malam. Dalam peristiwa itu tidak ada korban jiwa, kerugian diperkirakan ratusan juta rupiah. Informasi dihimpun Waspada, kebakaran bermula dengan padamnya listrik di gedung itu.Tak lama kemudian terjadi ledakan disusul asap hitam mengepul berasal dari belakang gedung yang dijadikan tempat penyimpanan sepedamotor.

itu, mengatakan kepada harian Al-Eqtisadiah bahwa laporan BBC baru-baru ini tidak berdasar dan hanya prasangka. “Laporan ini sama sekali

cam memenjarakan seorang wartawan televisi swasta nasional yang mencoba meminta konfirmasi terkait pemberitaan

Antara

MIRANDA Goeltom di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Kamis (12/5).

yang beredar. “Kamu mau saya masukin penjara? Wartawan tidak bisa seperti itu. Kamu bisa masuk penjara kalau mengarang,” kata Miranda usai menjadi saksi di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) di Jakarta, Kamis (12/5). Kronologis kejadian berawal saat wartawan mewawancarai Miranda usai menjadi saksi pada persidangan dugaan penerimaan cek perjalanan kepada sejumlah anggota DPR RI periode 2004-2009 terkait pemilihan Deputi Gubernur Senior BI yang dimenangkan Miranda. Lanjut ke hal A2 kol. 2

MEDAN (Waspada): Rektor Universitas Sumatera Utara (USU) Prof. Dr. Syahril Pasaribu didampingi Kepala Pusat Sistem Informasi (PSI) Dr. Ridwan Siregar, M.Lib menerima penghargaanThe Best New Site Award untuk situs USU OCW dari Open Course Ware Consortium (OCW) di Massachusetts Institute of Technology (MIT) Campus, Cambridge, USA. Rektor yang menerima penghargaan tersebut setibanya di ruang VIP Bandara Polonia Medan disambut mahasiswa yang membawa poster dan pengalungan bunga olehWalikota Medan Rahudman Harahap. Tampak hadir Dekan Fakultas

“Sakit” Di AS:

Dua Kucing Dipanah Dan Ditembak MICHIGAN, AS (Waspada): Warga dan kelompok penyayang binatang di kawasan 131, Burton, AS, berupaya keras menyelamatkan seekor kucing yang terkena panah (foto). Kucing tersebut ditemukan pada Selasa lalu, dengan kondisi luka parah di bagian muka dan lehernya. Lanjut ke hal A2 kol. 3

Ekonomi Drs Jhon Tafbu Ritonga MEc, Purek V Ir Yusuf Husni, Drs Lian Dalimunthe, Selasa (10/5) pagi. Prof. Syahril Pasaribu menjelaskan, semula dirinya tidak berencana ke Amerika, namun Lanjut ke hal A2 kol. 6

Ada-ada Saja Perampok Bank Lupa Bawa Karung MUNGKIN karena keseringan nonton film perampokan, calon perampok bank satu ini mengatakan kepada kasir “masukkan uang ke dalam karung”! Namun pria berusia 61 tahun tersebut lupa membawa karung untuk mengangkut uang rampokannya, dan gagal dalam melakukan aksinya. Media TC Palm melaporkan, tersangka masuk ke sebuah bank di Okeechobee County, Florida, AS dan menyerahkan selembar kertas kepada wanita penjaga kasir di bank tersebut. Kertas tersebut berisi Lanjut ke hal A2 kol. 2

erampang Seramp ang - Hari-hari pulsa, (pulus saja) - He...he...he...


Shalat Jumat Di Mana? Lihat Hal. C4-C8

WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

http://epaper.waspadamedan.com

JUMAT, L:egi, 13 Mei 2011/9 Jumadil Akhir 1432 H z No: 23505 * Tahun Ke-65

Terbit 28 Halaman (A1-12, B1-8, C1-8 ) z z Harga Eceran: Rp 2.500,-

DPRD Sibolga Pemilukada Aceh Tolak Protap 14 November MEDAN (Waspada): Tiga anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Sibolga menemui Plt Gubsu Gatot Pujonugroho di Kantor Gubsu, Kamis (12/5). Mereka menyampaikan aspirasi penolakan pembentukan Provinsi Tapanuli (Protap).

BANDA ACEH (Waspada): Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh bersama KIP kabupaten/kota se Aceh, Kamis (12/5) membahas penetapan jadwal tahapan dan pelaksanaan Pemilukada. Keputusan rapat tersebut Pemilukada di Aceh dilaksanakan 14 November 2011.

Tiga anggota DPRD Kota Sibolga itu adalah anggota Fraksi Gabungan Bersama Hendri Tamba, Ketua Fraksi Partai Golkar Jamil Zeb Tumori dan anggota Fraksi PKS Jansul Perdana. Selain tiga anggota DPRD Kota Sibolga itu hadir juga Sekretaris Partai Golkar Sibolga, Nurdin Z. Usai menemui Gatot Pujonugroho, Jamil Zeb Tumori mengatakan,

Ketua Divisi Data dan Perencanaan KIP Aceh, Yarwin Adi Dharma, SPt usai pertemuan mengatakan, KIP Aceh menyusun tahapan jadwal Pemilukada di Aceh dihitung dari masa jabatan akhir Gubernur Aceh yang akan habis masanya 8 Februari 2012. Karena pelaksanaan Pemilukada di Aceh dua putaran, pemilihan gubernur dan wakil gubernur kemudian

DPRD Kota Sibolga telah memutuskan untuk tidak mendukung pembentukan Provinsi Tapanuli (Protap) melalui sidang paripurna pada 21 September 2006. Keputusan itu diambil berdasarkan aspirasi masyarakat yang beranggapan pemekaran tersebut tidak akan memberikan manfaat banyak. Lanjut ke hal A2 kol 5

Jamaah Haji Dan Warga Marah matan sumur Zamzam dan airnya. Mayoritas dari warga yang berbicara dengan Arab News mengatakan BBC jangan bermain-main dengan sensifitas umat Islam dan dunia Arab. Suleiman Abu Ghilya, presiden dari Kantor United Zamzam yang bertanggungjawab untuk membagibagikan air suci itu, mengatakan kepada harian Al-Eqtisadiah bahwa laporan BBC baru-baru ini tidak berdasar dan hanya prasangka.

BANDAACEH (Waspada): Ketua Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Aceh H Saifuddin Abdurrahman, SMPh, M.Kes mengatakan, tenaga perawat di Aceh masih belum mendapat kesejahteraan dan upah yang layak sesuai dengan tugas yang diembannya. “Perawat merupakan petugas kesehatan profesional, tapi dalam menjalankan pekerjaannya belum mendapatkan hak dan kesejahteraan yang sesuai dengan Upah Minimum

Lanjut ke hal A2 kol 5

Kasus Perusakan Kantor KPUD Taput MA Kabulkan Kasasi Kejari Tarutung TARUTUNG (Waspada): Mahkamah Agung RI mengabulkan kasasi Kejaksaan Negeri (Kejari) Tarutung atas putusan Pengadilan Negeri (PN) Tarutung yang membebaskan Fatimah Hutabarat, 56, terdakwa perusakan Kantor KPUD Tapu terkait pelaksanaan Pilkada 2009 lalu. Terdakwa Fatimah Hutabarat dijatuhi pidana selama enam bulan penjara, yang petikan putusannya sudah disampaikan PN Tarutung kepada Kejari Tarutung. Kajari Tarutung Selamat Simanjuntak didampingi Kasi Intel Marcos

Simaremare, Kamis (12/5) membenarkannya. “Kita sudah menerima putusan MA. Putusan MA itu menyangkut kasasi JPU terhadap Fatimah Hutabarat yang dibebaskan PN Tarutung tahun 2009 pada saat penghitungan hasil Pilkada Taput di kantor KPUD,” ujar Kajari. Menjawab pertanyaan, kapan dilakukan eksekusi, Kajari Tarutung menegaskan dalam waktu dekat. Putusan MA harus dieksekusi tetapi pihaknya akan mempelajari dulu Lanjut ke hal A2 kol 5

Rapel Guru Di Pahae Julu Rp175 Juta Raib TARUTUNG (Waspada): Sebanyak Rp175 juta lebih uang rapel guru di Kecamatan Pahae Julu,Taput tahun 2011 raib diambil pencuri dari dalam mobil Kepala UPT (Unit Pengelola Teknis) Disko Panggabean, Kamis (12/5). “Uang tersebut baru saya ambil dari Bank Sumut Cabang Tarutung. Uang itu adalah rapel para guru se- Pahae Julu,” kata Disko. Menurut korban, pulang dari bank itu, mereka makan siang bersama sala satu staf di RM Harmonis di Jalan SM Raja Tarutung. “Uang kami ting-

galkan di jok mobil belakang, jenis L300 dalam keadaan terkunci. Setelah siap makan, sekira satu jam kemudian kami mau pulang ke Pahae Julu, tiba-tiba pintu mobil susah dibuka. Ternyata pintu mobil sudah rusak. Selanjutnya kami memeriksa uang yang terbungkus dalam kertas dalam plastik tidak ada lagi berada di jok mobil. Kami berteriak dan melaporkan kejadian ini kepada aparat kepolisian Polres Taput. De m i k i a n d i j e l a s k a n Lanjut ke hal A2 kol 6

Lanjut ke hal A2 kol 2

Ketua PPNI Aceh: Upah Perawat Belum Sepadan

Terhadap Laporan BBC Yang Katakan Air Zamzam Tercemar JEDDAH, Arab Saudi (Waspada): Laporan BBC dari Inggris yang menyebutkan air Zamzam dari Makkah tercemar dan mengatakan air tersebut berisi nitrat berkadar tinggi dan bakteri yang berpotensi merusak serta mengandung arsenik tiga kali dari tingkat yang dibenarkan telah mengundang reaksi marah dari para jamaah dan penduduk. Pihak berwenang Saudi menampik pernyataan tersebut dan mengatakan langkah-langkah yang sesuai telah diambil untuk menjamin kesela-

bupati/walikota dan wakil bupati/ wakil walikota, dikatakan Yarwin jarak putaran pertama dan putaran kedua 60 hari. Yarwin menjelaskan, penetapan tanggal pelaksanaan Pemilukada, KIP menghitung mundur dari akhir masa jabatan gubernur dari Januari, kemu-

Provinsi,” ujar H Saifuddin Abdurrahman kepada wartawan, Kamis (12/5) di Banda Aceh. Para perawat yang belum mendapat upah yang layak itu, kata Saifuddin, terutama yang mengabdi dan bekerja di rumah-rumah sakit swasta. Tenaga perawat kesehatan di Aceh sampai saat ini mencapai 23 ribu orang yang bekerja di rumah sakit pemerintah dan swasta. Lanjut ke hal A2 kol 2

Bupati Aceh Besar Laporkan Korupsi BRR Rp31 Miliar

Wakil Ketua DPR RI: Usut Bangunan Bermasalah

Waspada/Gito Rolies

Perawat Nasional Indonesia Aceh dan Ikatan Lembaga Mahasiswa Keperawatan melakukan aksi konvoi jalan kaki mulai dari RSJ Banda Aceh hingga bundaran Simpang Lima dalam rangka Hari Perawat se-Dunia.

UN SD/MI Di P.Sidimpuan 27 Siswa Absen P.SIDIMPUAN (Waspada): Ujian Nasional tingkat SD dan MI yang berlangsung selama tiga hari di Kota Padangsidimpuan, jumlah siswa tidak hadir (absen) 27 orang dari jumlah data seluruhnya 4.266 siswa. “Ujian yang diadakan mulai Selasa (10/5) sampai Kamis (12/5), jumlah siswa yang absen tetap seperti sebelumnya. Informasi yang didadapat, siswa yang tidak hadir itu di antaranya ada yang meninggal dunia dan yang lainnya tidak ada keterangan, makanya disebut statusnya absen,” kata Sekretaris Diknas Padangsidimpuan diwakili Kepala Bidang Pendidikan Sekolah Dasar/MI Ahmad Rifai Tanjung, Kamis (12/4) siang. Lanjut ke hal A2 kol 6

BANDA ACEH (Waspada): Bupati Aceh Besar, Bukhari Daud, kembali melaporkan kasus korupsi proyek Badan Rekontruksi dan Rehabilitasi (BRR) Aceh - Nias kepada Wakil Ketua DPR RI Priyo Budi Santoso. Juli 2010 laporan yang sama juga pernah disampaikan Bukhari kepada Priyo yang juga Ketua Tim Implementasi Undang-Undang Pemerintah Aceh. “Sebelumnya di tempat ini tahun lalu sudah saya laporkan, dan seka-

Warga Keracunan Makanan Sembuh

Antara

KESAKSIAN MIRANDA GULTOM Mantan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia Miranda Goeltom saat memberikan keterangan dihadapan Majelis Hakim dalam sidang lanjutan kasus suap cek perjalanan dalam pemilihan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia pada 2004 dengan agenda mendengarkan saksi di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Kamis (12/5). Dalam kesaksiannya, Miranda Goeltom mengakui adanya pertemuan dengan sejumlah anggota DPR dari Fraksi PDI Perjuangan di Hotel Dharmawangsa, Jakarta dan mengaku hanya mengingat Panda Nababan dan Dhudie Makmun Murod hadir dalam pertemuan itu.

SIGLI (Waspada): Sebanyak 30 warga Trienggadeng, Pidie Jaya korban keracunan Tapai dan minuman jeli, Kamis (12/5) sudah diperbolehkan pulang ke rumah, setelah tim medis menyatakan sembuh. “Semua pasien korban keracunan makanan yang dirawat di Puskesmas, Trienggadeng dan di Rumah Sakit Umum Daerah, Meuredu, sudah diperbolehkan pulang ke rumah mereka masingmasing, karena semua mereka dinyatakan dokter sudah sembuh” kata Kadiskes Pidie Jaya Munawar Ibrahim. Menurut, dia, pasien korban keracunan makanan yang mayoritas balita dan anakanak tersebut sempat dirawat serius oleh tim medis. Mereka kembali kerumah di dampingi Lanjut ke hal A2 kol 1

rang saya laporkan kembali sekaligus mempertanyakan perkembangannya,” ungkap Bupati. Menurut Bukhari, projek air bersih yang didanai BRR tersebut hingga kini tidak berfungsi. “Artinya apakah kita membiarkan saja uang negara ditanam jadi pipa dan tidak berfungsi,” kata Bukhari. Priyo menjawab laporan tersebut dengan menyebut selama ini BRR

Gempa 5,7 SR Hentak Banda Aceh BANDA ACEH (Waspada): G empa tektonik dengan kekuatan 5,7 pada Scala Richter (SR) menghentak Banda Aceh, Kamis (12/5) pukul 14:41. Gempa yang terjadi beberapa saat itu membuat warga yang sedang beraktivitas sempat terhenti sejenak. Bahkan sebagian warga yang berada di pusat-pusat pertokoan dan gedung pemerintahan sempat ke luar mencari lokasi aman. Gempa yang berjarak 71,7 kilometer Barat Daya Banda Aceh itu juga dirasakan di Meulaboh, kawasan pantai barat Aceh. Petugas Badan Meteorologi dan Geofisika, Stasiun Geofisika Mata Ie, Aceh Besar melaporkan gempa bumi tersebut terjadi pada lokasi 4,98 Lintang Utara (LU) dan 94,90 Bujur Timur (BT) pada kedalaman 33 kilometer di laut.

Ada-ada Saja

Al Bayan

Panas Oleh: Dedi Sahputra Dan tidak (pula) sama Yang Teduh (azh-Zhill) dengan Yang Panas (al-Haruur). (QS.35:21) PANAS itu selalu identik dengan ketidaknyamanan dan kemenderitaan. Panas berkonotasi negatif karena dia melampaui kewajaran. Dingin pun begitu. Ia adalah suatu kondisi yang membuat orang menderita karena berada di bawah garis kewajaran. Bahkan Allah SWT juga mengancam orang-orang durhaka dengan kondisi yang melampaui kewajaran dan kondisi di bawah kewajaran. “Inilah (azab neraka), biarlah mereka merasakannya, (minuman mereka) air yang sangat panas dan air yang sangat dingin. (QS.38:57). Dalam surah Al-Fatir:21 di atas, Allah SWT mengkomparasikan antara yang panas dengan yang teduh, bukan antara yang panas dengan yang dingin. Di ayat sebelumnya (ayat 19-20) terlebih dulu dibandingkan antara yang buta dengan yang melihat dan yang gelap dengan cahaya. “Dan tidaklah sama orang Yang Buta (al-a’maa) dengan orang yang melihat (al-Basiir). dan tidak sama gelap gulita

Lanjut ke hal A2 kol 2

Perampok Bank Lupa Bawa Karung MUNGKIN karena keseringan nonton film perampokan, calon perampok bank satu ini mengatakan kepada kasir “masukkan uang ke dalam karung”! Namun pria berusia 61 tahun tersebut lupa membawa karung untuk mengangkut uang rampokannya, dan gagal dalam melakukan aksinya.

Lanjut ke hal A2 kol 1

Lanjut ke hal A2 kol 3

Waspada/Samsuar

SEORANG pelanggar Qanun Syariat Islam No.13 tahun 2003 tentang Maisir di Kota Langsa menerima eksekusi hukuman cambuk di halaman Masjid Raya Darul Falah Kota Langsa, Kamis (12/5).

Tujuh Warga Langsa Maisir Dicambuk LANGSA (Waspada): Tujuh warga Kota Langsa yang terlibat Maisir harus rela menjalani hukuman cambuk sebagaimana diatur dalam Qanun Syariat Islam No.13 Lanjut ke hal A2 kol 3

Gempa bumi yang terjadi di atas 5,0 pada SR terakhir mengguncang Aceh pada 29 April 2011 dengan kekuatan 6,0 SR berlokasi 3,89 LU dan 95,61 BT, pada kedalaman 20 kilometer yang berjarak 63 kilometer barat daya Meulaboh. (b04)

Pemkab Taput Gelar Penyuluhan Hukum TARUTUNG (Waspada): Pemkab Tapanuli Utara menyelenggarakan penyuluhan hukum di Hotel Sentosa, Muara, Taput, Kamis (12/5). Penyuluhan hukum tersebut dihadiri Sekdakab Taput Sanggam Hutagalung, Kejari Tarutung S Simanjuntak, Kasi Pidum Kejari Tarutung, Kasat Reskrim Polres Taput Josua Tampubolon dan Asisten I Setdakab Taput H Marpaung dan sejumlah pimpinan SKPD, kakan dan Kabag. “Penyuluhan tersebut melibatkan 200-an peserta terdiri dari perwakilan warga se-Kecamatan Muara, para kepala desa, sekretaris desa, pejabat UPT, Badan Perwakilan Desa (BPD), para tokoh masyarakat dan adapt,” ujar Kabag Humasy Pemkab Taput Batara Lumbangaol, Kamis (12/5) di Tarutung. Acara penyuluhan itu bertujuan untuk memberikan

Lanjut ke hal A2 kol 7

Serampang - Pemekaran Sumut bakal tak mulus jika ada penolakan .... - He.... he....he....


Berita Utama

A2 Haji Mabrur Mampu Membangun Kekuatan Agama

SIBOLGA (Waspada): Peranan haji/hajjah berpredikat Mabrur dinilai mampu membangun kekuatan agama di Kota Sibolga, sedangkan tugas Kementerian Agama dalam melayani masyarakat merupakan ibadah dalam membina umat. Demikian Kepala Kementerian Agama Kota Sibolga Ilhamsyah Pasaribu pada pembukaan pembinaan jamaah haji yang terbina Kota Sibolga di Sibolga, Kamis (12/5) yang dihadiri 30 peserta. Ilhamsyah menuturkan, sangat beruntung bagi masyarakat yang sudah menunaikan ibadah haji, dimana saat ini bagi yang ingin menunaikan haji mendaftar tahun 2011 ini maka akan menunggu hingga tahun 2017 sesuai dengan Siskoat (sistem komputerisasi terpadu). (a24)

70 Pramuka SMAN 1 Padang Bolak Diterjunkan Ke Candi Bahal

Proyek Pembangunan Sumur Bor Sesuai Program

TAPTENG (Waspada): Aktivis Indonesian Corruption Watch (ICW) Sibolga-Tapteng Nuruddin Hutapea, Kamis (12/5) menilai proyek pembangunan 3 unit sumur Bor yang dikerjakan PNPM-MP di Dusun III Suka Ramai, Desa Anggoli sesuai program dan tidak ada masalah. Dikatakan Nuruddin, pihaknya memberikan aplaus terhadap pembangunan tersebut guna kepentingan masyarakat umum untuk kebutuhan sehari-hari, termasuk sisa anggaran menurut ketua UPK susuai hasil musyawarah untuk pembuatan bak distribusi 1 unit di Jalan Teluk Nauli. Nuruddin juga menyayangkan adanya tudingan dari oknum-oknum yang tidak bertanggungjawab tanpa melihat fakta yang sebenarnya di lapangan yang menyebutkan sisa anggaran masih digunakan untuk kebutuhan lainnya demi kepentingan masyarakat. (a24)

KIM Punya Peranan Penting Dalam Pembangunan Daerah

TARUTUNG (Waspada): Sarana informasi dan komunikasi punya peranan penting dalam pelaksanaan pembangunan di daerah. Sebab informasi merupakan mediasi untuk dapat mengetahui kebutuhan, kendala, yang dihadapi masyarakat. Oleh karenanya pemerintah mendukung dibentuknya Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) di tingkat desa, kecamatan hingga desa. Demikian diutarakan Bupati Taput melalui Asisten Ekonomi Pembangunan Taput Osmar Silalahi pada saat gelar lomba obrolan pembangunan KIM Taput 2011 di gedung Sopo Partukkoan Tarutung, Kamis (12/5). (c12)

Warga Keracunan ....

oleh orang tua mereka dan keluarganya secara berangsurangsur, sejak pagi sampai siang. “Sekarang mereka tidak lagi di rawat, mereka semua sudah diperbolehkan pulang” kata Munar lagi. Sebenarnya sebut Munawar, sejak sore, Rabu (11/5) beberapa pasien sudah ada juga yang diperbolehkan pulang, oleh tim medis setelah mereka mendapat perawatan serius. Namun pagi harinya mereka terlihat secara berangsurangsur mulai meninggalkan rumah sakit. Mereka menderita keracunan setelah mengkonsumsi makanan sejenis tapai yang dibelinya dari nyak-nyak penjual

Perampok Bank ....

Media TC Palm melaporkan, tersangka masuk ke sebuah bank di Okeechobee County, Florida, dan menyerahkan selembar kertas kepada wanita penjaga kasir di bank tersebut. Kertas tersebut berisi perintah untuk memasukkan uang ke dalam karung, namun kasir mengatakan ia tidak memiliki karung seperti yang diperintahkan tersangka. Pria tersebut untuk kedua kalinya menyerahkan kertas tuntutannya kepada si kasir,

Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport. Jawaban Problem Catur: 1. Kf2+, Rg1. 2. Kh3+, Rh1. 3. Gd5+, Ke4 atau Kf3. 4. GxK+mat.

Jawaban TTS: TTS Topik

Mimbar Jumat

S H J U M R M A T I R E Z E K I

A H I H J A A H I A D D M I D Z U A' K U H A R M A N U N A F I R I I T U I R I M A

M U S L I A A L L D H U H A A' M A A I A J A R S I L K B R A H M A N L Q I Q A M A T S R A R A D I N A H

Jawaban Sudoku:

8 6 9 2 3 4 1 5 7

2 3 4 7 1 5 9 6 8

1 5 7 8 9 6 3 2 4

9 8 1 3 6 7 5 4 2

6 2 5 1 4 8 7 9 3

7 4 3 5 2 9 6 8 1

4 1 2 9 5 3 8 7 6

3 9 8 6 7 2 4 1 5

5 7 6 4 8 1 2 3 9

M A L F A L A Q

tapai keliling yang juga warga Trienggadeng. Sementara salah seorang remaja mengaku keracunan setelah mengkonsumsi minuman jenis jeli yang dibelinya di kios di desanya tempat tinggal. Hampir seluruh pasien keracunan makanan tersebut saat datang berobat kepada tim medis, mengeluhkan sakit perut, seperti mual dan pusing-pusing. Mereka mengeluhkan itu setelah memakan tapai dan satu orang setelah mengkonsumsi minuman jenis jeli. “ Tetapi sekarang tidak apa-apa lagi, mereka semua sudah sembuh dan sudah diperbolehkan pulang” demikian Munawar Ibrahim. (b20)

Bupati Aceh Besar ....

melaporkan projek -projek yang dikerjakan di Aceh bermanfaat dan baik secara kualitas. Projek tersebut, kata Priyo, juga telah dinikmati korban tsunami di Aceh. “Kok laporannya baik-baik saja ya,” ungkap Priyo. Kehadiran Priyo ke Aceh dalam rangka memantau Implementasi Undang-Undang Pemerintah Aceh. Hadir sejumlah Anggota DPR RI, Gubernur Aceh Irwandi Yusuf dan Muspida Aceh serta Bupati/walikota se Aceh. Usut Bangunan Bermasalah Priyo Budi Santoso minta Badan Pemeriksaan Keuangan mengaudit bangunan yang dibantu melalui dana Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi di Aceh. Mayoritas bangunan tersebut bermasalah. Priyo yang juga Ketua Tim

Tujuh Warga ....

Pemantau Otonomi Khusus Papua dan Aceh DPR, menyebutkan, dirinya sudah sering menerima laporan dan keluhan menyangkut sejumlah bangunan yang dibangun BRR tak sesuai speck. Bahkan, katanya, gedunggedung tersebut sudah ada yang rusak dan bocor, padahal belum satu tahun pemakaiannya. “Saya banyak mendapat masukan dan laporan pengaduan masyarakat dan LSM, maka silahkan saja mengaudit kembali,” ujarnya dalam kunjungan kerja di Banda Aceh, Kamis (12/5). Bangunan itu di antaranya Gedung Markas Polisi Daerah (Mapolda) Aceh, Kantor Kejaksaan Tinggi Aceh, rumah sakit termasuk fasilitasnya. “Memang sudah pada bopeng-bopeng, ini sangat menyedihkan sekali,” katanya. Politisi Partai Golkar ini juga meminta tim audit BPK

tahun 2003 tentang Maisir, dilaksanakan di halaman Mesjid Raya Darul Falah Kota Langsa, Kamis (12/5). Ketua Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Kota Langsa, Drs. H. Zulkarnain, MA mengatakan pelaksanaan hukuman merupakan peringatan kepada pelanggarnya. Karena sebagai umat islam tidak layak melakukan perjudian atau pun mabukmabukan. “Hukuman cambuk ini jangan dilihat dari atau tidak sakitnya cambuk tersebut, tetapi dampak yang ditimbulkan dari hukuman ini yakni rasa malu baik yang dirasakan pribadi yang dicambuk juga keluarga mengalami hal sama,” katanya. Dia berharap hukuman cambuk dapat dijadikan pembelajaran agar jangan dilakukan lagi. ”Judi atau mabukmabukan merupakan perbuatan syaitan, selain melanggar syariat Islam sebagaimana dicantumkan dalam surat Al-Maidah ayat 90, juga melanggar qanun Aceh. Perbuatan ini penyakit masyarakat, “ ujarnya. Sementara Kepala Kejak-

sanaan Negeri Langsa, Adonis, SH menyampaikan pelaksanaan eksekusi hukuman cambuk merupakan komitmen Pemerintah Kota Langsa yang tidak sepakat terhadap perbuatan melanggar Qanun Syariat Islam. Untuk tahap awal, tujuh pelanggar Qanun Syariat Islam dihukum cambuk dan dikenakan denda. ”Semua pelanggar Qanun Syariat Islam akan kita proses sesuai hukum yang berlaku,” tegasnya sem-bari mengatakan, setelah dihukum cambuk ke tujuh orang ini akan dilepas karena sudah menjalani hukuman. Ke tujuh pelanggar Qanun No.13 tahun 2003 tentang Maisir yang dikenakan hukuman cambuk, yakni Firman, 23, dan Iskandar, 24, masing-masing warga Gampong Matang Seulimeng Kec. Langsa Kota, Fauzi, 45, warga Gampong Blang Kec. Langsa Kota, Ronal Fernando, 27, warga Gampong Tualang Teungoh Kec. Langsa Kota. Bambang Syahputra, 24, warga Gampong Sidorejo Kec. Langsa Lama, Juanda Fajar, 21, warga Tualang Teungoh Kec. Langsa Kota, serta Doni, 33, warga Gampong Seulalah Kec. Langsa Lama. (b25/b26)

Ketua PPNI ....

“Payung hukum masih lemah, terutama dukungan terhadap praktik keperawatan profesional dalam masyarakat masih belum sepenuhnya sesuai dengan tugas dan kewajibannya,” tandas Saifuddin yang menyebut 60 persen tenaga perawat menjadi tenaga kesehatan di seluruh Aceh. Dikatakannya, RUU keperawatan yang telah diajukan sejak 2004 ke DPR-RI sampai saat ini belum ada kemajuan dalam prosesnya. “Kita mendorong semua pihak teruama pemerintah dan DPR-RI untuk segera mensahkan RUU tersebut,” pintanya.

Dalam kegiatan peringatan hari perawat se-dunia 2011 di Banda Aceh, para peserta upacara dari berbagai mahasiswa keperawatan melakukan aksi simpatik ke Bundaran Simpang Lima dan membagibagikan bunga kepada warga yang melintas. Selain itu, mereka juga mendatangi DPRA untuk menyampaikan pernyataan sikap perawat se-Aceh yang meminta lembaga itu mendukung dan mendesak DPR-RI untuk segera mensahkan RUU Keperawatan menjadi Undang Undang Keperawatan. (b04)

Pemilukada ....

sudah melakukan tahapan, sesuai aturan tujuh bulan sebelum hari H pelaksanaan Pemi-lukada. “Ketika berbicara tahapan maka hari ini sudah tahapan, dan sekarang sudah bisa dibentuk PPK,” terangnya. Sementara untuk jadwal pendaftaran Bakal Calon (Balon), KIP telah menentukan tanggalnya yaitu 30 Juli sampai 5 Agustus. KIP hanya memberi

kesempatan lima hari dan pendaftarannya berbarengan yaitu calon perseorangan (Independen) maupun calon dari partai. Ketua Divisi Data dan Perencanaan KIP Aceh itu menambahkan, untuk kelengkapan persyaratan bagi calon independen KIP mengimbau tanggal 4-8 Juli pengajuan dokumen dukungan bakal calon perseorangan, yaitu tiga persen dari jumlah penduduk Aceh (KTP saja). Artinya KTP yang diserahkan minimal harus tembus pada penyerahan dokumen dukungannya sebanyak tiga persen dari lima juta jiwa penduduk Aceh. “Kemudian tanggal 10 September, KIP Aceh mengumumkan pasangan calon yang sudah melewati tahapan. 12 September dilakukan penetapan dan penentuan nomor urut,” demikian Yarwin Adi Dharma. (gto)

dan kembali petugas kasir mengatakan kalau ia tidak punya karung. Karena bingung atau panik, akhirnya tersangka pergi meninggalkan bank dengan tangan hampa, dan lari menggunakan sepeda yang ia sembunyikan di luar bank. Tak lama kemudian, petugas kasir mengaktifkan sistem alarm dan polisi berhasil menangkap tersangka tujuh menit kemudian. Pria itu didakwa dengan kasus percobaan perampokan bank dan ditahan di penjara Okeechobee County. (orange/rzl)

Usai menjadi Inspektur Upacara Peringatan Hari Perawat se-Dunia tahun 2011 di halaman Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Banda Aceh, Saifuddin menyebutkan, konstribusi perawat dalam pelayaan kesehatan terutama dalam pencapaian program dunia MDG’s sangatlah besar. Seyogyanya, sebut Saifuddin, perawat mendapat tempat yang sepadan dengan tugas yang diembankan kepadanya. Mulai dari payung hukum sampai dengan perlindungan dalam bertugas sekaligus reward yang sesuai.

dian diundur jarak 60 hari maka tang-gal pelaksanaan Pemilukada jatuh tanggal 14 November 2011, angka ideal hari H putaran pertama. Selanjutnya putaran kedua tepat tanggal 14 Januari 2012, artinya putaran kedua sebelum pelantikan gubernur baru,” kata Yarwin. Menurutnya, bila berbiA cara taha-pan, saat ini KIP

B U

Waspada/Sori Parla Harahap

SEBANYAK 70 Pramuka Penegak Bantara Gugus Depan (Gudep) Pangkalan SMA Negeri 1 Padang Bolak diterjunkan ke Candi Bahal, Kecamatan Portibi, dalam rangkaian kegiatan kenaikan tingkat pramuka penegak Bantara.

Panas ....

(azh-Zhulumaat) dengan Cahaya (an-Nur).(QS.35:19-20) Sedangkan di ayat ke-22 surah ini Allah berfirman: dan tidak (pula) sama orang-orang yang hidup dan orang-orang yang mati. Surah ini merujuk kepada orang-orang yang mendustakan ayat-ayat Allah dengan orang-orang yang takut dengan hazab Tuhannya m e s k i p u n m e re k a t i d a k melihatnya. Maka Allah menurunkan

panas agar manusia merasakan suatu kondisi yang melewati batas kewajaran supaya manusia menggunakan akalnya untuk mengambil pelajaran darinya. Hari-hari belakangan ini yang terasa lebih panas dari biasanya ini bukan untuk dikutuki, tetapi sesungguhnya pelajaran bagi orang-orang yang berpikir akan besarnya murka Allah bagi orang-orang yang durhaka.(Vol.28, 13/5/2011) ** ** **

untuk memeriksa dengan benar bantuan tersebut, apalagi anggarannya berasal dari dana APBN dan bantuan hibah dari negara luar. “Jangan mencari keuntungan dari bantuan kemanusiaan,” ujar Priyo mengutip komentar Gubernur Aceh, Irwandi Yusuf. Dia berharap apabila nantinya ditemukan atau terindikasi terdapat unsur dugaan korupsi, maka ia meminta tim audit dapat meneruskan laporannya ke penegak hukum. Dia berharap tidak ada pihak yang mencari keuntungan dari bantuan bencana. Pada sisi lain, Priyo sangat berterimakasih kepada BRR dengan apa yang sudah mereka lakukan selama ini. Tetapi, lanjut dia, hal tersebut tidak menghentikan apa yang masih dianggap belum tuntas. “Kita menginginkan agar semua bantuan mau pun bangunan yang dibuat jangan sampai ketika diperiksa dikemudian hari menuai masalah hukum. (b32/b05)

GUNUNGTUA (Waspada): 70 Anggota Pramuka Penegak Bantara Gugus Depan (Gudep) Pangkalan SMA Negeri 1 Padang Bolak diterjunkan ke Candi Bahal, Kecamatan Portibi. Penerjunan ini dilaksanakan dalam rangkaian kegiatan kenaikan tingkat pramuka penegak bantara yang dipusatkan di bumi perkemahan Biara, Desa Bahal, Kecamatan Portibi, Kabupaten Padanglawas Utara. Kepala SMA Negeri 1 Padang Bolak Ali Usman Siregar yang juga Ketua Majelis Pembina Gudep SMA Negeri 1 Padang Bolak pada apel pelepasan menyampaikan, pelaksanaan perkemahan bagi gudep SMA Negeri 1 Padang Bolak merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap tahun sebagai kegiatan kenaikan tingkat bagi Pramuka Penegak Bantar. Pembina Pramuka, Sapri Romadona Harahap di sela-sela pemberangkatan mengatakan kegiatan pelantikan Bantara ini diikuti 70 Pramuka penegak dan calon penegak untuk menjadi Pramuka Bantara. (a35)

UN SD/MI ....

Menurutnya, sebagian siswa yang sudah terdaftar namanya pada daftar UN Tahun 2011 ada yang pindah sekolah ke luar kota, karena orangtua yang bersangkutan pindah tugas. Sementara untuk siswa yang absen di SD negeri dan swasta berjumlah 24 orang, kemudian di Madrasah Ibtidaiyah Swasta (MIS) 3 orang. ‘’Jauh-jauh hari kita sudah berikan pemahaman terhadap beberapa orang tua yang mempekerjakan anaknya, agar sekolah lebih diutamakan, apalagi penuntasan bebas aksara pendidikan dasar 9 tahun harus tuntas,’’ ujar Tanjung. Namun di antara siswa yang 27 orang itu tidak ikut pada saat UN, bila mereka melapor untuk UN kembali secepatnya, akan diberikan keringanan melalui ujian paket A setingkat SG/MI. (c13)

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Pelayanan Kesehatan Di Sihapas Meningkat

BARTENG (Waspada): Pelayanan kesehatan di wilayah Sihapas Kecamatan Barumun Tengah semakin meningkat, sekalipun sebelumnya minim petugas kesehatan, namun dengan sistem jemput bola sudah mulai dilakukan. Menurut tokoh masyarakat Sihapas Burhanuddin Harahap, dari tahun ke tahun pelayanan kesehatan melalui jemput bola terus dilakukan, termasuk penempatan petugas kesehatan di setiap desa. Peningkatan pelayanan kesehatan itu tidak terlepas dari upaya Kapuskesmas H Sappur Hasibuan , meskipun wilayah kerjanya terisolir di Padanglawas, tetapi dengan modal kegigihan dalam melayani masyarakat, sekarang mulai membaik. Hal senada juga diutarakan aktivis mahasiswa Palas Habibi Dalimunthe. Selama ini pelayanan kesehatan di Padanglawas terus dibenahi, apalagi daerahnya terisolir. Kapuskesmas Sihapas Sappur Hasibuan menuturkan, sejak tahap pertama tahun 2007 diamanahkan sebagai Kapuskesmas Sihapas banyak tantangan kerja yang harus dilalui, termasuk minimnya petugas kesehatan, yakni 4 orang, sementara wilayah kerja mencakup 20 desa. Maka setiap tahun selalu mengusulkan penambahan petugas, Bides dan pegawai di Puskesmas setiap tahunnya terus bertambah. “Saya sebagai putra Sihapas tidak bosan mengusulkan dan memperjuangkan agar penempatan Bides di wilayah Sihapas terus diperhatikan,’’ katanya. (a33)

CPNS Pemkab Palas Latihan Disiplin Dasar

SIBUHUAN (Waspada): Ratusan Calon Pegawai Negeri Sipil Daerah (CPNSD) Kabupaten Padanglawas (Palas) tahun anggaran 2010 yang baru ditempatkan di sejumlah Satuan Kerja Perangkat daerah (SKPD) pelatihan Dasar Disiplin di Lapangan Merdeka Sibuhuan, Kamis (12/5). Kakan Satpol PP Palas Marza Jennova mengemukakan, dalam meningkatkan disiplin pegawai, khususnya CPNS formasi TA 2010 yang baru ditempatkan di sejumlah SKPD, maka diberikan latihan dasar disiplin, termasuk latihan dasar Peraturan Baris Berbaris (PBB). Hal itu dilakukan sesuai perintah pimpinan, mengingat para CPNS yang baru ditempatkan di sejumlah kantor SKPD di lingkungan Pemkab Padanglawas terkesan masih kurang memahami disiplin. Maka melalui latihan ini yang direncanakan dilakukan dua kali dalam satu bulan selama dua bulan akan dapat meningkatkan disiplin para CPNS. Kepala Badan Kepegawaian, Perpustakaan dan Arsip Kabupaten Padanglawas Hamzah Hasibuan didampingi Sekretaris Syukron Daulay mengatakan, kegiatan pelatihan disiplin dasar itu merupakan arahan langsung dari Bupati Padanglawas agar para CPNS lebih disiplin, baik dalam pelaksanaan upacara, maupun dalam melaksanakan tugas yang diamanahkan. (a33)

Pemkab Taput ....

korban pencurian, Ka UPT Diknas Pahae Julu ( Taput) Disko Panggabean, kepada Waspada, di pos pelaporan P o l r e s Ta p u t , K a m i s (12/5). ”Yang jelas ini adalah pencurian. Mungkin kami sudah dipantau sejak di BPDSU,” sebut Disko. Pihak Polres Taput saat diminta keterangan seputar kejadian tersebut belum berani memberikan penjelasan. (c12)

pemahaman hukum secara riil kepada masyarakat melalui berbagai teori. Sehingga antara hukum adat di kehidupan sosial kemasyarakatan dengan hukum positif /hukum Eropa Continental dan hukum pidana, hukum agama dapat dibedakan oleh kalangan masyarakat di daerah. Dalam seminar penyuluhan hukum itu, narasumber AKBP IKG Widjatmika SIK dalam paparannya mengangkat topik antara lain, sistem hukum di Indonesia, pengertian hukum Eropa Continental/hukum positif, isu begu ganjang dalam perspektif hukum pidana dan pengertian hak azasi manusia (HAM), hukum agama (syariah) Islam. Sedangkan nara sumber Sa-

lamat Simanjuntak mengangkat topik hukum pidana adat dan istilah hukum adat. Kapolres Tapanuli Utara AKBP IKG Widjatmika SIk menguraikan, isu begu ganjang dalam perspektif hukum pidana yang berarti Begu, terjemahan dalam bahasa Batak adalah hantu. Begu/hantu, menurutnya, konon dimiliki warga untuk menjaga ladang pertanian. Konon bisa disuruh pemiliknya untuk mencari kekayaan dengan syarat mengorbankan nyawa manusia sebagai tumbal. Isu begu ganjang belakangan ini sempat marak di Tapanuli Utara yang menimbulkan hal-hal yang negatif hingga terjadi perusakan dan pembunuhan di masyarakat dengan main hakim sendiri. (c12)

Jamaah Haji ....

nya.’ Kita sudah biasa mendengar tuduhan tak berdasar seperti itu tentang air Zamzam sekarang dan nanti, “ kata seorang peziarah Al-Eqtisadiah. Dawood Belal Bernawi, seorang Saudi yang lahir dan besar di Makkah, juga men y a t a k a n d e n g a n h e ra n mengenai pendapat BBC yang menyatakan sumur Zamzam tercemar dan dia menambahkan bahwa dalam keluarganya, orang dewasa, muda dan bahkan orang-orang yang sangat tua semua meminum air Zamzam sejak lahir mereka dan kesehatan mereka sangat ideal. “Ketika seluruh wilayah dipengaruhi oleh infeksi virus, Zamzam menyelamatkan keluarga kami dari dingin dan demam,” katanya. Arab News melakukan survei terhadap sejumlah orang di Jeddah setelah laporan BBC tentang pandangan mereka mengenai air Zamzam. Akmal Khan, seorang warga India dan sejak lama telah menjadi penduduk Arab Saudi, menampik pernyataan BBC itu. Dia mengatakan, sejak tahun 1982 dia telah meminum air Zamzam dan dia merasa tetap sehat bugar.

Dia menolak klaim BBC bahwa air Zamzam bisa terkontaminasi. Dia mengatakan penolakan Survei Geological Saudi tentang dugaan ini diperlukan karena dia takut bahwa kini air Zamzam jadi kontroversi lagi dan bisa menjadi bagian dari propaganda yang didalangi setan terhadap Islam. Khan menunjukkan keyakinannya pada Kepresidenan Dua Masjid Suci dan mengatakan bahwa Arab Saudi punya dan mengatakan bahwa Arab Saudi memiliki sarana untuk merawat simbolsimbol penting agama yang disayangi umat Islam. Muhammad Islam, seorang warga Indian juga, mengatakan bahwa klaim seperti yang disampaikan BBC itu tidak lebih dari propaganda. Dia mengatakan bahwa di desanya, orang selalu menyimpan air Zamzam selama bertahun-tahun dan tetap meminumnya, yang menyembuhkan mereka dari berbagai macam penyakit. Badruddin Aali, seorang Pakistan yang telah menjadi penduduk Kerajaan Arab Saudi selama 30 tahun, telah dibingungkan oleh laporan itu. Dia yakin bahwa pihak ber-

wenang Saudi tidak akan pernah tidak akan kecewa dengan kampanye ini berbahaya dan bahwa mereka akan terus pekerjaan baik mereka dengan melayani Zamzam ke jutaan peziarah dan penduduk lokal. Dia mengatakan bahwa dia tidak pernah menemukan masalah apapun setelah meminum Zamzam selama tinggal di negeri ini. Aali mengatakan pada saat Zamzam selalu murni dari kontaminasi, maka BBC lah yang berkeinginan untuk tidak memurnikannya. Dia juga mengatakan bahwa di daerahnya di Pakistan, selalu banyak galon air Zamzam. Keluarganya dan tetangganya meminum Zamzam sebagai minuman mujarab. Muhammad Danish, seorang India, mengatakan air Zamzam jauh dari terkontaminasi dan dia menegaskan keyakinannya bahwa sumurnya masih merupakan satu sumber yang memuaskan dahaga setiap penganut Islam. Dia juga mengatakan bahwa polisi telah menangkapi para penjual air Zamzam palsu untuk menutup mulut para penyebar fitnah itu. (an/m10)

DPRD Sibolga ....

nugroho yang berkeinginan Sumut tetap satu provinsi guna menjaga keberagaman yang ada. “Pernyataan Plt Gubernur Sumut itu betul,” katanya. Menurut Hendri, pemekaran provinsi baru diindikasikan lebih bertujuan untuk memuluskan kepentingan pihak tertentu dibandingkan dengan upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Pihaknya telah mempelajari perkembangan selama ini bahwa belum ada hasil yang memuaskan dan signifikan atas pemekaran provinsi yang ada. “Katanya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Ternyata tidak ada,” kata Hendri. Dia mengatakan, pembentukan Protap sebagai provinsi baru itu cacat hukum karena tidak memenuhi syarat sebagaimana ketentuan dalam PP 129/2000 tentang Persyaratan

Pembentukan dan Kriteria Pemekaran, Penghapusan dan Penggabungan daerah serta UU 32/2004 tentang Pemerintahan Daerah. Dalam dua peraturan itu disebutkan bahwa suatu daerah dapat dibentuk jika memiliki sejumlah kabupatan dan satu kota. “Karena Kota Sibolga tidak ikut, berarti pemekarannya cacat hukum,” kata Hendri. Pihaknya akan menyampaikan informasi cacat hukum dan tidak adanya dukungan dari Kota Sibolga itu ke Presiden RI dan Kementerian Dalam Negeri. Ketika dipertanyakan tentang sikap Plt Gubernur Sumut Gatot Pujonugroho, Jamil Zeb Tumori dan Hendri Tamba menyatakan Pemprov Sumut akan mempelajari asprasi yang disampaikan tersebut. “Beliau akan mengkaji dan mempelajarinya dulu,” kata

Hendri. Sebelumnya, dalam sidang paripurna pada 9 Mei 2011, DPRD Sumut menyetujui usulan pembentukan tiga provinsi baru di daerah itu yakni Protap, Provinsi Sumatera Tenggara dan Provinsi Kepulauan Nias. Dari 10 fraksi yang ada di DPRD Sumut, tujuh di antaranya menyatakan mendukung pembentukan tiga provinsi baru tersebut, dua fraksi menyatakan menolak memberikan pendapat dan satu fraksi menyatakan tidak keberatan. Tujuh fraksi yang mendukung masing-masing Fraksi Partai Demokrat, PDI Perjuangan, PAN, PDS, Hanura, PPRN dan Gerindra. Dua fraksi yang menolak memberikan pendapat yakni PKS dan PPP, sementara Partai Golkar menyatakan tidak keberatan. (m28)

Kasus Perusakan ....

putusan tersebut. Ketua PN Tarutung melalui Humas Paul Pane, SH yang dikonfirmasi wartawan, Kamis (12/5) menyangkut putusan MA juga membenarkan. Dalam amar putusan MARI tertanggal 20 September 2010 Nomor 91- K/Pid/2010 dalam perkara atas nama terdakwa Fatimah Hutabarat dengan majelis hakim agung Muhammad Saleh (Ketua), H Mahdi Soroinda Nasution dan Prof Dr Mieke Komar sebagai anggota menyatakan mengabulkan permohonan kasasi JPU Kejari Tarutung. (a21) “Laporan ini sama sekali tidak didasarkan dengan tes laboratorium dari air yang diambil dari sumur Zamzam. Laporan tersebut mungkin hanya didasarkan pada serangkaian tes yang dilakukan pada air Zamzam yang memang terkontaminasi setelah mereka mengambilnya dari orangorang yang menyimpannya di dalam wadah yang tidak hygienis,” katanya sambil menyoroti fakta bahwa air suci diuji di laborator ium di Makkah setiap hari. “Tes itu dilakukan oleh para pakar, termasuk dari Survei Geologi Saudi dan Saline Water Conversion Corporation,” kata Abu Ghilya. Para jamaah Umrah dan pengunjung ke tempat-tempat suci Islam menolak pernyataan terhadap air Zamzam. Mereka menganggap dugaan itu tidak berdasar dan propaganda seperti itu tidak akan menghalangi mereka untuk meminum air suci tersebut. “Keinginan kami untuk minum air Zamzam didasarkan pada Tradisi Nabi (saw) yang berkata: ‘Air Zamzam adalah air yang baik sesuai dengan niat orang yang meminum-

Pihaknya merasa dilecehkan DPRD Sumut yang menyetujui pembentukan Protap tersebut tanpa berdiskusi dengan masyarakat dan DPRD Kota Sibolga. Karena DPRD Kota Sibolga tidak pernah sekali pun mengeluarkan surat dukungan terhadap pembentukan provinsi baru yang akan dimekarkan dari Sumut itu. Namun anehnya, dalam sidang paripur na DPRD Sumut yang dilak-sanakan pada 9 Mei 2011 itu DPRD Kota Sibolga malah disebutkan member ikan dukungan. “Kami merasa dilecehkan. DPRD Sumut tidak pernah melibatkan DPRD Sibolga,” katanya. Sedangkan Hendri Tamba mengatakan, pihaknya mendukung pernyataan Pelaksana Gubernur Sumut Gatot Pujo-

Rapel Guru ....


Berita Utama

A2

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Isi Buku Harian Bin Laden: Asyik Ber- HP, Kaki Dan Tangan Putus Dilindas KA Berapa Jumlah Warga AS

KISARAN( Waspada): Juna Sihombing,25, warga Jalan Pelita I, Rantauprapat tertubruk Kereta Api (KA) di perlintasan KA Kampung Kristen Aekkanopan, Rabu (11/5) malam sehingga kedua kaki dan tangan kirinya putus. Informasi dihimpun Waspada, malam itu korban sedang duduk sendiri di perlintasan rel KA sambil bermain hp. Diduga karena asyik menelefon, korban tidak memperhatikan KA penumpang Sribilah No Log BB 30319 jurusan Medan - Rantauprapat hendak melintas. Walaupun KA yang dimasinisi Dedi telah memberi peringatan seperti membunyikan klakson namun korban sepertinya tidak menghiraukan dan tetap masih asyik bermain HP.

Korban langsung tergilas KA, sehingga kedua kaki dan tangan kirinya putus.Warga yang mengetahui peristiwa itu langsung membawa korban ke RSU Radiva Aekledong Asahan. Pengutip Infak Tewas Sebelumnya, ibu rumah tangga Rusnani, 49, warga Desa Bandar Lama, Kec Kualuhselatan Labura tewas ditubruk mobar Colt Diesel BK 9221 CE yang dikemudikan Sudarto yang diduga mengantuk di Jalinsum Dusun Suka Jadi Desa Damuli Pekan Kecamatan Kualuhselatan Labura, Selasa (10/5) pukul 15:00. Kasat Lantas Polres Labuhan Batu AKP Triadi SH, SIK, dikonfirmasi Waspada melalui Kepala Gatur Polsek Kualuhhulu membenarkan. (c08)

Miranda Bersaksi Untuk Mantan Politisi PDIP JAKARTA(Antara): Mantan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia, Miranda Gultom, menjadi saksi bagi beberapa mantan politisi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan terkait dugaan menerima cek dalam pemilihan gubernur BI di DPR. “Siap (pemberikan keterangan), tidak boleh tidak siap,” kata Miranda di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta, Kamis(12/5). Miranda akan menjadi saksi untuk terdakwa mantan politisi asal PDI Perjuangan, yakni Agus Condro, Max Moein, Rusman Lumbantoruan, Poltak Sitorus dan Willem Maximilian. Terkait keberadaan Nunun Nurbaeti, Miranda mengaku tidak mengetahuinya, karena sudah tidak bertemu selama empat tahun. Namun demikian, mantan pejabat Bank Indonesia itu, mengaku memiliki hubungan dekat dengan istri mantanWakil

Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Wakapolri), Adang Daradjatun Selain Miranda, jaksa penuntut juga menghadirkan Sekretaris Jenderal PDI Perjuangan, Tjahyo Kumolo sebagai saksi, termasuk Emir Muis, Hamka Yandu, Udju Djuhaeri dan Endin Aj Soefihara. Sebelumnya, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menangani dugaan kasus praktik suap saat pemilihan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia periode 2004 yang akhirnya dijabat Miranda Gultom. Kasus ini menyeret 26 anggota DPR RI Komisi IX periode 1999-2004 sebagai tersangka penerima cek perjalanan. Kemudian, Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) telah memvonis empat orang mantan anggota DPR RI terkait kasus cek perjalanan itu, yakni Dudhie Makmun Murod, Hamka Yandhu, Endin Soefihara dan Udju Djuhaeri.

Showroom ...

bangunan lainnya.Namun, puluhan sepedamotor berbagai merek tidak tertolong. Belum diketahui dari mana asal api, sebab saat kejadian gedung itu tidak berpenghuni. Sedangkan, Kaban Kesbang Kab. Asahan, Buwono Prawana di lokasi kejadian, mengatakan belum diketahui dari mana asal api. Pemilik dan pekerja showroom juga tidak diketahui keberadaan mereka. Kasus tersebut sudah ditangani pihak kepolisian. (a15)

Api berhasil dipadamkan setelah dua unit mobil pemadam kebakaran Pemkab Asahan turun memadamkan api dibantu warga setempat. Sehingga api tidak merambat ke

Warga Binjai ... Wartawan Unit Polresta Medan sebelumnya mendapat kabar kalau kasus ini akan dipaparkan langsung oleh Kapolresta Medan Kombes Tagam Sinaga sekira pukul 17:00. Sejumlah wartawan dari berbagai media kemudian berkumpul di Polresta Medan. Namun setelah ditunggu hingga pukul 17:30, belum ada tanda-tanda digelar paparan, wartawan kemudian mengkonfirmasi ke Kapolresta Medan dan mendapat jawaban paparan dilakukan hari ini Jumat (13/5). (m39)

Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport. Jawaban Problem Catur: 1. Kf2+, Rg1. 2. Kh3+, Rh1. 3. Gd5+, Ke4 atau Kf3. 4. GxK+mat.

Jawaban TTS: TTS Topik

S H J U M R M A T I R E Z E K I

A H I H J A A H I A D D M I D Z U A' K U H A R M A N U N A F I R I I T U I R I M A

Miranda Ancam ... Seorang wartawan televisi swasta nasional menanyakan kebenaran informasi adanya pertemuan untuk memberikan cek perjalanan kepada sejumlah anggota dewan di daerah Darmawangsa, Jakarta Selatan. Mendengar pertanyaan itu, Miranda menjawab dengan suara tinggi mengancam akan memenjarakan wartawan tersebut. Miranda menantang wartawan membuktikan kebenaran informasi pertemuan dan menyerahan cek perjalanan di Darmawangsa tersebut. “Siapa saksi yang bicara seperti itu?, kamu jangan mengarang, nanti saya bilangin bos kamu,” ujar mantan pejabat tinggi BI tersebut. Selanjutnya, Miranda meninggalkan tempat persidangan, sedangkan sejumlah wartawan mengajukan pertanyaan dan mengejar hingga ke pelataran parkir kendaraan.

Mimbar Jumat

M U S L I A A L L D H U H A A' M A A I A J A R S I L K B R A H M A N L Q I Q A M A T S R A R A D I N A H

M

Ada-ada Saja ...

Kertas tersebut berisi perintah untuk memasukkan uang ke dalam karung, namun kasir mengatakan ia tidak memiliki karung seperti yang diperintahkan tersangka. Pria tersebut untuk kedua kalinya menyerahkan kertas tuntutannya kepada si kasir, dan kembali petugas kasir mengatakan kalau ia tidak punya karung. A Karena bingung atau panik, B akhirnya tersangka pergi meU ninggalkan bank dengan tangan hampa, dan lari menggunakan Jawaban Sudoku: sepeda yang ia sembunyikan 8 2 1 9 6 7 4 3 5 di luar bank. Tak lama kemudian, petu6 3 5 8 2 4 1 9 7 gas kasir mengaktifkan sistem 9 4 7 1 5 3 2 8 6 alarm dan polisi berhasil me2 7 8 3 1 5 9 6 4 nangkap tersangka tujuh me3 1 9 6 4 2 5 7 8 nit kemudian. Pria itu didakwa dengan 4 5 6 7 8 9 3 2 1 kasus percobaan perampokan 1 9 3 5 7 6 8 4 2 bank dan ditahan di penjara 5 6 2 4 9 8 7 1 3 Okeechobee County. 7 8 4 2 3 1 6 5 9 (orange/rzl) A L F A L A Q

Yang Harus Dibunuh

WASHINGTON (Waspada): Osama bin Laden sempat menghitung berapa jumlah orang Amerika yang harus dibunuh untuk memaksa pasukan AS hengkang dari Timur Tengah, kata pejabat AS. Menurut pejabat AS, keterangan ini didapat dari buku harian bin Laden dan dokumen lain yang disita di rumahnya. Bin Laden juga sempat menyerukan pengikutnya untuk melancarkan serangan di kota-kota kecil di AS dan jalur kereta api. Dokumen tersebut disita minggu lalu ketika pasukan

khusus AS menyerbu rumah bin Laden di Pakistan. Pejabat AS yang tidak mau disebutkan namanya itu, mengatakan kepada The Associated Press, bahwa mereka menemukan buku harian bin Laden yang ditulis dengan tangan dan dokumen komputer yang menunjukan keterlibatannya di setiap ancaman al-Qaida. Di antaranya rencana penyerangan di Eropa tahun lalu yang sempat bikin panik pelancong dan memaksa sejumlah kedutaan dalam keadaan siaga. Pemimpin al-Qaida ini juga membayangkan adanya se-

rangan di tanggal-tanggal penting seperti hari kemerdekaan 4 Juli dan 10 tahun peristiwa serangan 11 September 2001. Dalam buku hariannya, bin Laden juga mengatakan kota lain di Amerika Serikat seperti Los Angeles seharusnya bisa menjadi target juga. Menurut para pejabat AS, bin Laden memperkirakan berapa orang Amerika yang harus mati untuk memaksa pemerintah AS mengkaji ulang kebijakan timur-tengahnya. Bin Laden memperkirakan jumlah kematian dalam ribuan itu sudah cukup.

Jamaah Umrah ...

muda dan bahkan orang-orang yang sangat tua semua meminum air Zamzam sejak lahir mereka dan kesehatan mereka sangat ideal. “Ketika seluruh wilayah dipengaruhi oleh infeksi virus, Zamzam menyelamatkan keluarga kami dari dingin dan demam,” katanya. Arab News melakukan survei terhadap sejumlah orang di Jeddah setelah laporan BBC tentang pandangan mereka mengenai air Zamzam. Akmal Khan, seorang warga India dan sejak lama telah menjadi penduduk Arab Saudi, menampik pernyataan BBC itu. Dia mengatakan, sejak tahun 1982 dia telah meminum air Zamzam dan dia merasa tetap sehat bugar. Dia menolak klaim BBC bahwa air Zamzam bisa terkontaminasi. Dia mengatakan penolakan Survei Geological Saudi tentang dugaan ini diperlukan karena dia takut bahwa kini air Zamzam jadi kontroversi lagi dan bisa menjadi bagian dari propaganda yang didalangi setan terhadap Islam. Khan menunjukkan keyakinannya pada Kepresidenan Dua Masjid Suci dan mengatakan bahwa Arab Saudi punya dan mengatakan bahwa Arab Saudi memiliki sarana untuk merawat simbol-simbol penting agama yang disayangi umat Islam. Muhammad Islam, seorang warga India juga, mengatakan bahwa klaim seperti yang disampaikan BBC itu tidak lebih dari propaganda. Dia mengatakan bahwa di desanya, orang

selalu menyimpan air Zamzam selama bertahun-tahun dan tetap meminumnya, yang menyembuhkan mereka dari berbagai macam penyakit. Badruddin Aali, seorang Pakistan yang telah menjadi penduduk Kerajaan Arab Saudi selama 30 tahun, telah dibingungkan oleh laporan itu. Dia yakin bahwa pihak berwenang Saudi tidak akan pernah tidak akan kecewa dengan kampanye ini berbahaya dan bahwa mereka akan terus pekerjaan baik mereka dengan melayani Zamzam ke jutaan peziarah dan penduduk lokal. Dia mengatakan bahwa dia tidak pernah menemukan masalah apapun setelah meminum Zamzam selama tinggal di negeri ini. Aali mengatakan pada saat Zamzam selalu murni dari kontaminasi, maka BBC lah yang berkeinginan untuk tidak memurnikannya. Dia juga mengatakan bahwa di daerahnya di Pakistan, selalu banyak galon air Zamzam. Keluarganya dan tetangganya meminum Zamzam sebagai minuman mujarab. Muhammad Danish, seorang India, mengatakan air Zamzam jauh dari terkontaminasi dan dia menegaskan keyakinannya bahwa sumurnya masih merupakan satu sumber yang memuaskan dahaga setiap penganut Islam. Dia juga mengatakan bahwa polisi telah menangkapi para penjual air Zamzam palsu untuk menutup mulut para penyebar fitnah itu. (an/m10)

yang dianulir MK. “Atas dasar itu saya maju sebagai calon pada pemungutan suara ulang ini,” tegas dia. Terkait dengan itu, Eddy Syofian, mengaku telah mendapat restu dari Mendagri Gamawan Fauzi untuk mundur sebagai Pj. Walikota. Alasannya, sesuai dengan ketentuan Peraturan Kepala BKN No.10 Tahun 2005, setiap pejabat yang akan maju sebagai kepala daerah harus mengundurkan diri dari jabatannya. Demikian pula sebagai Kadis Infokom Provsu, Eddy Syofian, mengatakan sudah mengajukan pengunduran diri dari jabatan itu serta sebagai PNS, kepada Gubsu. Dia mengatakan, niat maju sebagai calon walikota dari Partai Golkar dan Partai Patriot itu, didorong keinginan untuk berbakti kepada kota kelahirannya. Hal itu, dilandasi modal sebagai birokrasi yang bekerja selama 20 tahun. “Modal itu saya harapkan bisa menjadikan Kota Tebingtinggi lebih maju di masa mendatang,” tegas dia. Belum Terima Plt Gubsu Gatot Pujonugroho mengaku belum menerima secara resmi surat pemberhentian Eddy Syofian sebagai Penjabat (Pj) Walikota Tebingtinggi. Eddy wajib berhenti sebagai Pj Walikota Tebingtinggi, karena dia berencana ikut dalam Pilkada (pemilihan kepala daerah) ulang Tebingtinggi. “Secara resmi saya belum mendapatkan surat dari Kementerian Dalam Negeri me-

ngenai pemberhentian beliau. Tapi sudah dapat informasi dari sana bahwa beliau sudah mendapat surat pemberhentian,” ujar Gatot, Kamis (12/5). Gatot mengaku sudah mendapat foto copy bahwa Menteri Dalam Negeri (Mendagri) menunjuk Pelaksana Tugas Sekretaris Daerah (Sekda) Tebingtinggi sebagai Pelaksana Harian Walikota. Setelah mendapat surat resmi dari Mendagri, Pemerintah Provinsi Sumut, ujar Gatot, akan memproses penunjukan Penjabat Walikota Tebingtinggi berikutnya. Gatot mengaku tidak akan mengambilalih sendiri jabatan Penjabat Walikota Tebingtinggi. “Kita akan selesaikan dengan yang terbaiklah nanti,” ujarnya. Mengenai jabatan sebagai Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Sumut, menurut Gatot, juga telah dilepaskan oleh Eddy Syofian. Eddy sebelumnya secara resmi mengundurkan diri dari jabatannya karena akan mendaftar sebagai calon walikota ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tebingtinggi sebagai kandidat pada Pilkada ulang yang akan diselenggarakanpada28Junimendatang.Eddy mengaku sudah melaporkan pencalonannya ke Mendagri. Menurut Eddy, semua persyaratan sudah terpenuhi sehingga tidak ada lagi masalah dalam pencalonannya yang akan di usung Partai Golkar dan Partai Patriot. (a09/m28/m13)

Binatang Carol’s Ferals yang merujuk kucing itu ke rumah sakit hewan Lowell. Carol’s Ferals membuatkan akun untuk Bow di jejaring sosial Facebook, dengan harapan dapat mengumpulkan dana sumbangan untuk perawatan kucing itu. Meski selamat, kondisi Bow masih belum aman, karena potensi terkena infeksi dan keracunan darah. Ditembak 4 Kali Sementara itu di Osawatomie, Kansas, AS, seekor kucing bernama Cece secara ajaib selamat setelah ditembak empat kali, termasuk satu peluru mengenai bagian otaknya. Kepolisian Osawatomie tengah menyelidiki kasus ini dan mengatakan, Cece telah diizinkan keluar dari rumah sakit setelah sembuh dari lukanya. Kucing malang tersebut ditemukan di rumah pemiliknya pada Jumat, dalam kondi-

si tertembak senapan angin. Polisi mengatakan, dokter hewan memutuskan untuk tidak mengeluarkan peluru yang bersarang di tubuhnya karena malah akan memperburuk kondisinya . Polisi mengatakan penyidikan belum mengarah pada tersangka tertentu. Tetangga melaporkan kepada polisi bahwa kucing baru-baru ini tertembak oleh senapan angin, dan tetangga lainnya mengatakan sebuah peluru senapan angin telah menyebabkan satu jendela di rumah mereka pecah. Sebagaimana diketahui, kucing adalah peliharaan kebanyakan penduduk Yahudi dan Muslim. Pemelihara anjing membenci kucing, demikian pula dengan segelintir orang yang tidak menyukai kehadiran Yahudi dan Muslim di dekat rumah mereka. Bisa jadi mereka melampiaskan kebencian dengan menembaki kucing. (cnn/rzl)

Laporan tersebut mungkin hanya didasarkan pada serangkaian tes yang dilakukan pada air Zamzam yang memang terkontaminasi setelah mereka mengambilnya dari orangorang yang menyimpannya di dalam wadah yang tidak hygienis,” katanya sambil menyoroti fakta bahwa air suci diuji di laboratorium di Makkah setiap hari. “Tes itu dilakukan oleh para pakar, termasuk dari Survei Geologi Saudi dan Saline Water Conversion Corporation,” kata Abu Ghilya. Para jamaah Umrah dan pengunjung ke tempat-tempat suci Islam menolak pernyataan terhadap air Zamzam. Mereka menganggap dugaan itu tidak berdasar dan propaganda seperti itu tidak akan menghalangi mereka untuk meminum air suci tersebut. “Keinginan kami untuk minum air Zamzam didasarkan pada Tradisi Nabi (saw) yang berkata: ‘Air Zamzam adalah air yang baik sesuai dengan niat orang yang meminumnya.’ Kita sudah biasa mendengar tuduhan tak berdasar seperti itu tentang air Zamzam sekarang dan nanti, “ kata seorang peziarah Al-Eqtisadiah. Dawood Belal Bernawi, seorang Saudi yang lahir dan besar di Makkah, juga menyatakan dengan heran mengenai pendapat BBC yang menyatakan sumur Zamzam tercemar dan dia menambahkan bahwa dalam keluarganya, orang dewasa,

Pasangan Pengganti ... pendaftaran hanya dilakukan sekali dengan membawa seluruh berkas yang diperlukan. Artinya, nantinya tidak ada lagi upaya melengkapi berkas yang kurang. Begitu berkas persyaratan yang diterima kurang, otomatis calon yang mendaftar akan dibatalkan dari keikutsertaan. Setumpuk berkas persyaratan pencalonan Drs H Eddy Syofian, MAP, disampaikan Sekretaris Partai Golkar Mahyan Z Effendi didampingi Ketua Partai Patriot Hendra Gunawan, SE. Penyerahan itu, diterima Ketua KPUD Wal Ashri, SP dan langsung diperiksa kelengkapannya oleh salah satu staf KPUD. Usai pemeriksaan kelengkapan, berita acara penyerahan berkas ditanda tangani kedua belah pihak. Awalnya Tidak Berniat Calon walikota No 4 Drs H Eddy Syofian, MAP, dalam keterangannya menyatakan semula tidak punya keinginan untuk maju sebagai calon walikota.Dia hanya berniat menyukseskan tugasnya sebagai Pj. Walikota, guna mengantarkan pemungutan suara ulang Pilkada Tebingtinggi. Namun, seiring perjalanan waktu, KPU Pusat memutuskan pemungutan suara ulang diikuti 5 pasangan calon. Peluang terbuka itu, ujar dia, justru mendapat gayung bersambut dari Partai Golkar dan Partai Patriot yang memberikan kesempatan pada dirinya menggantikan HM Sjafri Chap

Dua Kucing ... Kucing malang yang kemudian dinamakan “Bow,” merupakan kucing tak bertuan yang biasa hidup di sekitar kawasan tersebut, dan warga setempat biasa memberinya makan dan mengelusnya. Setelah beberapa hari tidak melihat kucing itu, warga mulai menjadi khawatir. Pada Selasa (10/5), seorang warga yang mencari Bow, mendapati kucing itu luka parah setelah mukanya tertembus panah. Anak panah menancap di mukanya dan tembus ke tenggorokan. Ujung anak panah menembus hingga ke bahu kanannya. Wanita yang menemukan kucing itu segera membawanya ke klinik hewan dan menyumbang US$200 untuk biaya perawatan. Petugas medis memberi pengobatan antibiotik, infus dan perawatan, dan menghubungi Badan Penyayang

Antara

HUTAN MANGROVE: Sejumlah petugas dari Badan Lingkungan Hidup (BLH) Provinsi Sumatera Utara melakukan penelusuran hutan mangrove, di kawasan perairan pesisir Belawan, Kamis (12/5). Penelusuran hutan mangrove yang dilakukan tersebut, dalam rangka mensukseskan program ekowisata pantai timur Sumut. Berita terkait di halaman A5.

Anggota DPR ... mendapatkan dana pulsa puluhan juta rupiah sebagaimana dituduhkan oleh lembaga swadaya masyarakat Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA). “Dia (FITRA) enggak ngerti. Kami mendapat uang pulsa sekian puluh juta. Kan gila itu namanya. Ngawur itu,” kata Marzuki di Gedung DPR di Senayan Jakarta, Kamis (12/5). Marzuki menegaskan tidak ada uang pulsa untuk anggota DPR RI dan menganggap informasi itu sebagai kebohongan. “Tunjangan pulsa itu enggak ada. Itu bohong. Masa kami dikasih uang pulsa? Ya itulah ciri LSM kita, tanpa klarifikasi, langsung publikasi,” katanya. FITRA mengungkap bahwa uang isi pulsa untuk seluruh anggota DPR RI ditanggung negara dengan anggaran sebesar Rp151 miliar per tahun. Kordinator Investigasi dan Advokasi Sekretariat Nasional Forum Indonesia untuk Transparansi Anggaran (FITRA) Uchok Sky Khadafi mendesak kepada DPR dilakukan pengusutan terhadap uang pulsa dan diduga ada dualisme angggaran. FITRA juga menolak kenaikan anggaran reses pada tahun 2012. Dia mengemukakan, ang-

Tolak Protap, ... dilecehkan. DPRD Sumut tidak pernah melibatkan DPRD Sibolga,” katanya. Sedangkan Hendri Tamba mengatakan, pihaknya mendukung pernyataan Pelaksana Gubernur Sumut Gatot Pujonugroho yang berkeinginan Sumut tetap satu provinsi guna menjaga keberagaman yang ada. “Pernyataan Plt Gubernur Sumut itu betul,” katanya. Menurut Hendri, pemekaran provinsi baru diindikasikan lebih bertujuan untuk memuluskan kepentingan pihak tertentu dibandingkan dengan upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Pihaknya telah mempelajari perkembangan selama ini bahwa belum ada hasil yang memuaskan dan signifikan atas pemekaran provinsi yang ada. “Katanya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Ter-

USU Diharapkan ... karena dorongan dari Dekan FE akhirnya ia berangkat juga untuk menerima penghargaan itu. Penghargaan diserahkan Kamis malam (5/5) oleh Steve Carson, Presiden OCW Consortium. “Saat dipanggil untuk menerima penghargaan, banyak yang bingung. Bahkan, ada yang nyeletuk siapa dari Medan. Kemudian banyak yang menyalami memberi ucapan selamat. Presiden OCW Consortium mengharapkan USU terbuka dan tidak tertutup, semua hasil riset disebarkan melalui website dan ini sesuai misi kita menjadi university for industry,” kata Syahril. Dia berharap, penghargaan ini dapat meningkatkan motivasi sivitas akademika USU maupun komunitas pendidikan dunia untuk terus mendukung berbagi ilmu sehingga dapat memajukan pengetahuan di seluruh dunia. IT harus ditingkatkan, dosennya harus baik dalam melakukan penelitian supaya bisa masuk lagi nomor 1 di dunia. “Ternyata kita lebih unggul dari UI. Pada penyerahan itu hadir wakil Mendiknas Fasli Djalal yang menyatakan siap memberi bantuan beasiswa S2 atau S3 untuk dosen USU untuk memperdalam IT, apakah ke Jepang dan Belanda. Ini kami

garan reses pada tahun 2011 naik sebesar 7 persen dibanding tahun 2010. Anggaran reses pada 2010 sebesar Rp230 milyar dan pada tahun 2011 menjadi Rp248 miliar. Menurut dia, anggaran penyerapan aspirasi untuk setiap anggota DPR pada tahun 2010 sebesar Rp411 juta per tahun. Sedangkan pada tahun 2011, anggaran reses untuk setiap anggota DPR sebesar Rp442 juta pertahun. Rincian anggaran reses ini adalah, anggaran untuk satu orang DPR untuk bertemu konstituen pada tahun 2010 sebesar Rp309 juta per tahun untuk 5 kali reses dan anggaran untuk komunikasi atau isi pulsa HP pribadi Rp102 juta per tahun untuk 5 kali reses. Sedangkan anggaran untuk satu anggota DPR untuk bertemu konstituen pada tahun 2011 sebesar Rp340 juta pertahun untuk 5 kali reses dan anggaran untuk komunikasi atau isi pulsa HP pribadi anggaran DPR sebesar Rp102 juta pertahun untuk 5 kali reses. Anggaran komunikasi atau isi pulsa HP pribadi anggota DPR ini memang terlalu berlebihan atau bisa juga disebut bahwa DPR dengan begitu sadar melakukan dualisme anggaran terhadap anggaran isi pulsa pri-

badi yang diambil dari anggaran negara. “Anggaran isi pulsa pribadi anggota DPR, selain mendapat dari alokasi anggaran reses sebesar Rp20 juta untuk satu kali reses, anggota DPR juga mendapat uang isi pulsa untuk setiap bulan sebesar Rp14 juta untuk satu orang anggota DPR dan untuk setiap tahun, alokasi isi pulsa anggota DPR sebesar Rp168 juta,” katanya. Dengan demikian, total uang isi pulsa setiap anggota DPR sebesar Rp270 juta pertahun. “Rakyat harus menyediakan total alokasi anggaran isi pulsa anggota DPR sebesar Rp151 milyar pertahun hanya untuk membayar pulsa sebanyak 560 anggota DPR,” katanya. Uang pulsa ini sangat mubajir, sangat berlebihan dan kelihatan uang pulsa ini masuk pada kantong pribadi. “Untuk setiap bulan, anggota DPR menghabiskan rata-rata anggaran isi pulsa sebesarRp22jutaperbulanuntuk satuoranganggotaDPR,”katanya. Anggaran penyerapan aspirasi atau reses, termasuk uang isi pulsa anggota dewan selama ini tidak memiliki akuntabilitas yang jelas, karena anggota DPR mendapatkan gelontoran anggaran reses tanpa mempertanggungjawabkan aspirasi yang diperoleh selama reses.

nyata tidak ada,” kata Hendri. Dia mengatakan, pembentukan Protap sebagai provinsi baru itu cacat hukum karena tidak memenuhi syarat sebagaimana ketentuan dalam PP 129/2000 tentang Persyaratan Pembentukan dan Kriteria Pemekaran, Penghapusan dan Penggabungan daerah serta UU 32/2004 tentang Pemerintahan Daerah. Dalam dua peraturan itu disebutkan bahwa suatu daerah dapat dibentuk jika memiliki sejumlah kabupatan dan satu kota. “Karena Kota Sibolga tidak ikut, berarti pemekarannya cacat hukum,” kata Hendri. Pihaknya akan menyampaikan informasi cacat hukum dan tidak adanya dukungan dari Kota Sibolga itu ke Presiden RI dan Kementerian Dalam Negeri. Ketika dipertanyakan tentang sikap Plt Gubernur Sumut Gatot Pujonugroho, Jamil Zeb Tumori dan Hendri Tamba me-

nyatakan Pemprov Sumut akan mempelajari asprasi yang disampaikan tersebut. “Beliau akan mengkaji dan mempelajarinya dulu,” kata Hendri. Dalam sidang paripurna pada 9 Mei 2011, DPRD Sumut menyetujui usulan pembentukan tiga provinsi baru di daerah itu yakni Protap, Provinsi Sumatera Tenggara dan Provinsi Kepulauan Nias. Dari 10 fraksi yang ada di DPRD Sumut, tujuh di antaranya menyatakan mendukung pembentukan tiga provinsi baru tersebut, dua fraksi menyatakan menolak memberikan pendapat dan satu fraksi menyatakan tidak keberatan. Tujuh fraksi mendukung, Fraksi Partai Demokrat, PDI Perjuangan, PAN, PDS, Hanura, PPRN dan Gerindra. Dua fraksi yang menolak memberikan pendapat yakni PKS dan PPP, sementara Partai Golkar menyatakan tidak keberatan. (m28)

persembahkan kepada Walikota Medan semoga kita akan lebih baik lagi ke depan,” kata Prof. Syahril. Sementara Walikota Medan Drs Rahudman Harahap, mengucapkan selamat kepada USU yang telah mampu menembus kejuaraan dunia, di bidang IT dan website. “Saya pikir kampungan, rupanya hebat kita. Kalau ini sifatnya internasional, ini tidak main-main, harus nyata dan tidak bisa direkayasa. Kita pantas bersyukur dan bangga. Ini menunjukkan Medan semakin baik dibuktikan dengan prestasi ini. Untuk itu perlu terus dijaga kekompakan dan kerjasama antar semua. Jadikan prestasi ini agar USU lebih baik lagi untuk bersaing dan kompetisi,” kata Rahudman. Dr. Ridwan Siregar menjelaskan, The Open Course Ware Consortium adalah sebuah komunitas yang berpusat di Cambridge, Massachusetts, USA terdiri dari lebih 250 perguruan tinggi dan organisasi terkait di dunia yang berkomitmen untuk memajukan pendidikan global, melalui pembelajaran formal dan informal bagi para pendidik dan pelajar mandiri di seluruh dunia. “Situs USU masih baru 2011 dan dinilai OCW, desainnya yang paling elegan dan isinya paling bagus. Anggota OCW di Indonesia antara lain UI, USU dan Universitas Guna Dharma,” ujarnya.

OCW USU dianugerahi sebagai situs baru terbaik dari segi jumlah dan kualitas konten dimana dalam waktu satu tahun pada situs USU tersebut telah terdapat lebih dari 170 bahan mata kuliah yang berupa slide presentasi, handout dan buku ajar baik dalam bahasa Inggris maupun bahasa Indonesia. Selain USU, universitas yang menerima penghargaan tersebut antara lain OERbit Universitas Michigan dari Amerika Serikat pada kategori keunggulan teknis dan OCW Universidad de Alicante dari Valencia Spanyol untuk kategori situs terbaik yang diluncurkan lebih dari satu tahun lalu. Dekan FE USU, Jhon Tafbu Ritonga mengatakan, penghargaan ini bermakna besar bagi Indonesia bukan hanya USU. Karena Indonesia diwakili USU sebagai penerima The Best New Site. Artinya USU telah membuka diri untuk digunakan pengetahuan yang ada di dalam oleh seluruh dunia, bukan hanya oleh mahasiswa USU. Penghargaan terhadap situs USU OCW ini menambah salah satu prestasi USU di dunia internasional setelah sebelumnya menjadi peringkat 1.056 dunia versi webometrics Januari 2011 untuk situs http://www.usu.ac.id (naik 1.300 peringkat) dan menjadi peringkat 91 dunia untuk situs http://repository.usu.ac.id. (m41)

Panas ... merasakannya, (minuman mereka) air yang sangat panas dan air yang sangat dingin. (QS.38:57). Dalam surah Al-Fatir:21 di atas, Allah SWT mengkomparasikan antara yang panas dengan yang teduh, bukan antara yang panas dengan yang dingin. Di ayat sebelumnya (ayat 19-20) terlebih dulu dibandingkan antara yang buta dengan yang melihat dan yang gelap dengan cahaya. “Dan tidaklah sama orang Yang Buta (al-a’maa) dengan orang yang melihat (al-Basiir). dan tidak sama gelap gulita (azh-Zhulumaat) dengan Cahaya (anNur).(QS.35:19-20)

Sedangkan di ayat ke-22 surah ini Allah berfirman: dan tidak (pula) sama orang-orang yang hidup dan orang-orang yang mati. Surah ini merujuk kepada orang-orang yang mendustakan ayat-ayat Allah dengan orang-orang yang takut dengan hazab Tuhannya meskipun mereka tidak melihatnya. Maka Allah menurunkan panas agar manusia merasakan suatu kondisi yang melewati batas kewajaran supaya manusia menggunakan akalnya untuk mengambil pelajaran darinya. Hari-hari belakangan ini yang terasa lebih panas dari biasanya ini bukan untuk dikutuki, tetapi sesungguhnya pelajaran bagi orang-orang yang berpikir akan besarnya murka Allah bagi orangorang yang durhaka.(Vol.28, 13/5/2011)


Info Parlemen

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

MoU Migas Antara DPR-Parlemen Irak

U

NTUK semakin mengeratkan hubungan bilateral Indonesia-Irak, DPR RI menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) di Baghdad, Irak belum lama ini. Penandatanganan dilakukan Ketua DPR RI Marzuki Alie dan Ketua Parlemen Irak Usama Abdul Aziz Nujayfi , disaksikan anggota parlemen Irak. Isi nota tersebut antara lain, pertama, kedua pihak menekankan atas keinginan bersama membangun hubungan bilateral dan menyesuaikan sikap terhadap masalah-masalah dunia melalui komunikasi tingkat pejabat tinggi, konsultasi, meningkatkan reaksi dan dukungan bersama pada isu-isu penting internasional dan secara rutin menyelenggarakan pertemuan dan konsultasi dalam kegiatan-kegiatan internasional, konferensi dan lainnya. Kedua, kedua pihak bersepakat berpartisipasi mem-bangun bidang-bidang: Kerjasama Pertukaran Pengalaman Di Berbagai Sektor Dan Tingkatan Di Bidang Legislatif, Hukum Dan Administratif Serta Kerjasama Antara Komite Dalam KeduaParlemenDiSeluruhBidang. Kemudian berusaha, meningkatkan hubungan antara komite persahabatan parlemen dan membangun kerjasama termasuk pertukaran kunjungan. Selain itu, adanya kerjasama pertukaran keahlian dalam hal mekanisme kerja mengenai peran pengawasan parlemen dan penyusunan Anggaran Belanja Umum Dan Khusus serta mekanisme pengawasan atas pelaksanaannya dan memperkuat kemampuan kedua parlemen melalui pelaksanaan pelatihan dan lokakarya. Dalam pidatonya di depan parlemen Irak, Marzuki Ali menjelaskan proses demokrasi di Indonesia serta harapannya terhadap demokrasi dk Kawasan Timur Tengah. Katanya, perkembangan demokratisasi

Waspada/Ist

KETUA DPR RI Marzuki Alie (kiri) dan Ketua Parlemen Irak Usama Abdul Aziz Nujayfi saat penandatanganan MoU Kerjasama dengan kedua parlemen belum lama ini. yang terjadi akhir-akhir ini di Timur Tengah dan Afrika Utara seperti di Sudan, Palestina, Tunisia, Mesir, Yaman, Bahrain, Libiya, dan Suriah memberikan gambaran tumbuhnya kesadaran berdemokrasi di negara Muslim. Menurutnya, kesadaran ini juga terjadi di Indonesia sejak 1998 yang dikenal dengan masa

reformasi. Sejak tahun itulah Indonesia diakui sebagai negara demokrasi terbesar ketiga di dunia sekaligus sebagai parlemen negara Muslim terbesar di dunia yang dilahirkan melalui proses yang sangat demokratis. “Indonesia berhasil membuktikan bahwa demokrasi dan Islam bukanlah dua kutub yang saling berlawanan. Indonesia

memiliki space untuk membuktikan bahwa Islam, demokrasi dan modernitas dapat sejalan secara harmonis,” paparnya. Marzuki juga mengatakan, mayoritas penduduk Islam harus saling mendukung satu sama lain, caranya dengan meningkatkan kerjasama perdagangan Irak-Indonesia yang selama ini semakin menurun. Kerjasama Migas Dalam kunjuungan tersebut Marzuki Alie mengadakan pertemuan dengan Menteri Perminyakan Irak HE Abdul Kareen Luaibi, di Baghdad. Marzuki Alie menjelaskan, saat ini Indonesia mengalami krisis di minyak, dan ke depannya kebutuhan minyak di Indonesia semakin meningkat. Karena itu, DPR mengharapkan pemerintah Irak dapat mengalokasikan dan mencadangkan produksi minyaknya untuk Indonesia. “Cadangan minyak Indonesia semakin berkurang dan akan habis dalam puluhan tahun mendatang, karena itu diharapkan Irak dapat mencadangkan serta mengalokasikan minyaknya,” paparnya.

Waspada/Ist

KETUA DPR RI Marzuki Alie ketika berpidato di depan parlemen Irak di Baghdad, Irak belum lama ini.

Kejagung Diminta Periksa Bupati Batubara JAKARTA (Waspada): Ketua Presedium Indonesia Police Watch (IPW ) Neta S Pane meminta Kejaksaan Agung yang menangani kasus dugaan tindak pidana korupsi oleh dua pejabat Pemkab Batubara tidak segan-segan menindak siapapun yang terkait pembobolan Rp80 miliar dana kas daerah tersebut termasuk Kepala Daerah (Bupati) Batubara.

“Sangat mustahil KDH nya tidak mengetauhi pemindahan uang sebanyak itu. Apalagi uang kas daerah merupakan pengelolaan langsung oleh KDH,” kata Neta Pane kepada Waspada di Jakarta, Kamis (12/5). Menurut Neta Pane, lembaga IPW yang konsisten berkolaborasi dengan lembaga atau LSM masyarakat sipil mendorong Kejagung menuntaskan kasus korupsi Pemkab Batu-

Dua Menteri ESDM Tidak Hadiri Rapat Gabungan DPR JAKARTA (Waspada): Menteri Keuangan Agus Martowardoyo dan Menteri ESDM Darwin Zahidi Saleh tidak memenuhi undangan rapat gabungan Komisi VII Komisi XI DPR RI untuk membahas divestasi sisa saham PT Newmont Nusa Tenggara (NNT) sebesar 7 persen. Ketidakhadiran kedua pejabat menteri itu dinilai telah melecehkan DPR RI. Anggota Komisi VII dari Partai Golkar, Satya W Yudah menegaskan pelecehan yang dilakukan ke dua menteri

mengingat materi yang dibahas dalam rapat gabungan sangat penting dan berkaitan dengan tenggat waktu pembelian sisa saham divestasi Newmont yang tinggal satu pekan lagi. “Undangan kepada Menkeu dan Menteri ESDM telah dikirimkan tetapi keduanya beralasan menghadiri rapat pembahasan RUU Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS). Menurut kita, masalah Newmont sangat mendesak dan pemerintah lari dari soal ini,” ujarnya di Gedung DPR, Jakarta, Kamis (12/5). (aya)

bara. “Kami mendorong penyidik Kejagung untuk menuntaskan kasus ini dengan memeriksa orang-orang yang terkait termasuk KDH Pemkab Batubara,” ujarnya. IPW, kata Neta, juga akan mendukung penuh adanya rencana masyarakat Batubara yang akan datang ke Jakarta guna memberikan data-data korupsi tersebut sebagai masukan pada penyidik. “IPW sangat merespon rencana masyarakat Batubara, kita juga siap mengawalnya agar proses hukum dapat berjalan dan mengungkap orang-orang yang terlibat,” kata Neta menjawab rencana masyarakat Batubara yang akan memberikan data ke penyidik. Sementara penyidik pada Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (Jampidsus) Kejaksaan Agung (Kejagung), Rabu (11/5), kembali memeriksa tersangka Fadil Kuriniawan dan satu orang saksi bernama Tety Puspitawaty terkait perkara korupsi pencairan dana kas Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Batubara di Bank Mega. “Jaksa penyidik Jampidum melakukan pemeriksaan terhadap tesangka Fadil Kurniawan yang juga Bendahara

Umum Pemkab Batubara dan saksi bernama Tety Puspitawaty, seorang pejabat Bank Mega,” kata Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejaksaan Agung (Kejagung), Noor Rachmad, di Kejagung, Rabu (11/5). Noor menambahkan, penyidik juga melakukan penggeledahan di ruang kerja tersangka Yos Rauke dan Fadil Kurniawan. Kami melakukan penyitaan terhadap dokumen-dokumen terkait perkara korupsi ini,” jelasnya. Pada September 2010 kedua tersangka memindahkan dana kas daerah tersebut dari Bank Sumut ke dalam rekening deposito Bank Mega cabang Jababeka Bekasi dengan cara menyetorkan beberapa kali yaitu, pada tanggal 15/9/2010 disetorkan sebanyak Rp20 miliar, tanggal 15/10/2010 sebesar Rp10 miliar, tanggal 9/11/2010 sejumlah Rp 5 miliar, tanggal 14/1/2011 senilai Rp 15 miliar, tanggal 11/4/2011 disetorkan Rp 30 miliar. Kemudian, dana deposito tersebut dicairkan untuk disetorkan ke dua perusahaan sekuritas, melalui Bank BCA dan Bank CIMB. (j02)

Marzuki Alie juga mengharapkan peningkatan kerjasama ekspor dan impor produksi pupuk khususnya sulfur. “Indonesia mengharapkan produk pupuk khususnya sulfur dapat diekspor ke Indonesia,” ujarnya seraya menambahkan, selain pupuk, Indonesia juga membutuhkan produk gas flare di mana Irak memiliki cadangan gas flare yang cukup besar. Menanggapi ini Luaibi menyatakan Irak siap melakukan kerjasama dengan Indonesia. ‘’Berkaitan dengan minyak mentah, pemerintah Irak sangat mendukung dan siap membantu Indonesia apabila ingin kembali mengadakan kerjasama di bidang tersebut,” jelas Luaibi. Dia mengusulkan, pemerintah Indonesia segera berkunjung ke Irak dalam rangka mengembangkan sektor minyak antar kedua negara secepatnya. “Biasanya kontrak minyak di Irak berlangsung setiap tahun dan kami siap kapan saja membuat kerjasama dengan Indonesia,” lanjutnya. Menurut Luabi, Irak telah memproduksi Sulfur dan hibrida dalam jumlah yang besar. Karena itu, pihaknya siap menandatangani kontrak jangka panjang terkait produksi sulfur dan hibrida. “Untuk gas kami belum bisa melakukan ekspor karena mengutamakan kebutuhan dalam negeri namun setelah 6-7 tahun kami siap mengekspor gas tersebut dalam jumlah besar,” jelasnya. Terkait produk gas elpiji, tambahnya, Pemerintah Irak akan segera memproduksi gas elpiji pada tahun depan, dan apabila Indonesia berminat pemerintah Irak akan mendukung penuh peningkatan kerjasama tersebut. “kedepannya akan ada pembahasan yang penting terutama mengenai sektor minyak dan proyeknya, dan Indonesia dapat mengambil peluang besar untuk berkerjasama maupun berinvestasi pada sektor tersebut,” katanya.(PR)

A3

Tidak Ada Anggaran Isi Pulsa Anggota DPR Benarkah ada anggaran puluhan juga rupiah perbulan untuk pulsa seorang anggota DPR? Setjen DPR dengan tegas menyatakan tidak ada. Yang ada adalah biaya langganan pulsa untuk SMS gateway sebesar Rp96 juta pertahun. “Tidak benar ada anggaran pulsa seperti yang disampaikan LSM Fitra, anggaran sebesar Rp96 juta tersebut diperuntukkan untuk menyampaikan informasi dan pemberitahuan kegiatan rapat-rapat dewan,” papar Kepala Biro Perencanaan dan Pengawasan Adil Rusli saat diminta tanggapannya soal anggaran uang isi pulsa di Gedung DPR, Rabu (11/5). Menurutnya, anggaran sms gateway dibiayai dari anggaran Setjen yang diperuntukkan kepada 560 orang anggota dewan. “Semua itu dibiayai dari anggaran Setjen khusus buat 560 anggota dewan,” tambahnya. Hal senada disampaikan Kepala Pusat P3DI DPR RI Damayanti. Menurutnya SMS gateway bertujuan memberikan undangan atau informasi perihal agenda persidangan rapat-rapat DPR RI, bukan diperuntukkan untuk SMS pribadi maupun anggaran pulsa. “Pemberitahuan keseluruhan mengenai kegiatan dewan dan anggaran setahun itu Rp96 juta, namun sampai sejauh ini dari Januari-April anggaran baru terserap sebesar Rp15.254.458,” tambahnya. Dia menambahkan, jadi untuk anggota pribadi tidak ada namanya anggaran untuk isi pulsa, semuanya diperuntukkan benarbenar untuk lembaga sifatnya, kadangkadang memberitahu rapat bisa dengan surat, sms begitu juga diperuntukkan bagi alat kelengkapan dewan. “Ini sangat efektif bagi anggota dewan, karena kesibukan mereka SMS ini diharapkan bisa mengingatkan bahkan sangat membantu bila ada pemberitahuan yang urgent seperti agenda rapat maupun berita duka,” paparnya. Anggaran SMS gateway, sudah ada dari tahun 2010, dan rencananya akan member-lakukan SMS pengaduan masyarakat. “Itu masih belum dilaunching dan segera mungkin. secara infrastruktur kita sudah siap meluncurkan fasilitas tersebut,” lanjutnya. Biaya IT Kepala Pusat P3DI Damayanti mengatakan, anggaran untuk BDSI sebesar Rp10 miliar, yang diperuntukkan untuk 32 kegiatan. “Untuk pemeliharaan website yang digembor-gemborkan Rp9 miliar ternyata hanya Rp179 juta pertahun. Itu ada lima kegiatan di antaranya publikasi dan pelelangan, server perawatan, jaringan, kios, AC kering dan pengadaan UPS,” paparnya. Sementara untuk anggaran provider, P3DI telah melakukan lelang dengan e-procurement dan muncul didalam website LPSE dengan pagu Rp4.3 miliar, dan pemenangnya

dengan harga Rp1.43 miliar. Untuk website DPR, tambahnya, anggarannya tidak besar karena memang semuanya dikerjakan karyawan DPR. ‘’Anggarannya tidak besar karena semuanya gratis berikut aplikasinya. Saya juga tidak mengerti kenapa jumlah itu yang muncul, bahkan yang terealisasi cuma 56 persen dari anggarannya,” tambahnya. Berikut rincian perawatan website DPR RI: publikasi Rp16 juta, perawatan server Rp46 juta, perawatan LCD dan jaringan sebesar Rp45 juta, perawatan kios Rp34 juta, perawatan AC kering dan UPS ruang server Rp30 juta. “Kalau membuat website dan aplikasi kita buat sendiri dengan teknisi kita orang PNS. Untuk server kita punya datanya sendiri di DPR tidak ada di luar DPR. perawatan AC kering dan UPS semua ada di ruang AC dan harus dirawat selama 24 jam untuk ruang server DPR,” lanjutnya. Terkait sosialisasi email DPR RI, Pusat Pengkajian Pengelolaan data dan Informasi (P3DI) akan melakukan sosialisasi kepada anggota dewan, dan segera mengirim surat pemberitahuan untuk anggota dewan. “Kita akan meremind lagi mengenai simulasi website DPR untuk internal, ke depan silahkan saja bertanya khusus jaringan kepada BDSI,” tambahnya. Biaya Kunker Terkait statemen LSM yang menyatakan anggota DPR mendapatkan anggaran Rp442 juta pertahun, Kabag Perjalanan Nasrullah mengatakan, setiap anggota dewan mendapatkan anggaran kunjungan kerja perorangan sebesar Rp54 juta setiap kali masa reses. Anggaran tersebut diperuntukkan untuk 12 kali kegiatan. “Setiap anggota dewan yang reses harus memberikan laporan pertanggung jawaban biaya penyerapan aspirasi rakyat kepada Setjen, dan setiap kegiatan ada laporan rinci tiap harinya,” sebutnya. Selain itu, setiap penyerapan aspirasi anggota dewan berikut keseluruhan kegiatannya ditandatangani atau dicap oleh instansi atau organisasi masyarakat maupun dewan pengurus cabang partai daerah yang dituju. “Begitu pulang harus menyiapkan laporannya sebagai bentuk pertanggungjawaban keuangan. Sementara secara politis mereka bertanggungjawab kepada fraksinya masingmasing,” katanya. Ditambahkan, hasil laporannya tersebut merupakan bukti pertanggungjawaban keuangan, dimana nantinya laporan tersebut diperiksa BPK apakah terdapat penyelewangan atau tidak. Untuk biaya pulsa Nasrullah menegaskan, tidak ada sama sekali anggaran uang pulsa bahkan didalam rincian breakdown dari anggaran DPR. “Anggaran yang disampaikan oleh Fitra tersebut tidak sesuai dengan DIPA 2011 DPR,” ungkapnya.(PR)

Paksa Anak Putus Sekolah Satpam Sogo Dilaporkan Ke KPAI JAKARTA (Waspada): Salah seorang satpam Sogo Emporium Pluit SBH dilaporkan ke Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI). SBH dituduh melanggar hak asasi karena telah memaksa Michael, 9 tahun, putra tunggalnya putus sekolah. Padahal, Michael yang tergolong anak berkebutuhan khusus (mental retardation) sedang asyik-asyiknya bersekolah di SLB Alfiany, Cengkareng, Jakarta Barat. Namun, pada 14 Maret silam saat jam istirahat pertama, SBH membawa pergi Michael dan hingga kini tidak lagi bersekolah. Laporan ke KPAI diajukan 21 April silam oleh Ros Limbong, nenek Michael. Itu setelah upaya mediasi melalui jalur kekeluargaan yang ditempuh tidak kunjung membuahkan hasil. “Kami terpaksa mengadu ke KPAI. Michael anak yang berkebutuhan khusus tapi nasibnya sungguh malang karena ibu kandungnya menghancurkan masa depan Michael,” kata Limbong, mertua SBH, Kamis (12/5) di Jakarta. Selain putus sekolah, Michael juga sudah dua bulan tidak lagi mengikuti terapi bagi anakanak berkebutuhan khusus yang terletak di kawasan Cengkareng. Belakangan diketahui, Michael tinggal bersama SBH di kawasan, Kramat Jati, Jakarta Timur, tanpa bekal pendidikan formal sama sekali. “Kami sudah menempuh jalan kekeluargaan termasuk lewat tempat dia bekerja. Tapi, semuanya kandas. SBH seolah tutup kuping dan membiarkan masa depan anaknya terbelengkalai. Kini, semua terletak di KPAI. Kami berharap itu segera ditindaklanjuti,” harap Limbong. KPAI belum juga menindaklanjuti laporan tersebut. “Cucu saya sudah hampir dua bulan tidak lagi bersekolah di SLB Alfiany, Cengkareng, Jakarta Barat,” tambah Limbong. Michael dibawa begitu saja saat jam pelajaran masih berlangsung, 14 Maret lalu. Ibunya yang bernama SBH tidak lagi menyekolahkannya dan membiarkan Michael luntang-lantung di rumah kontrakan di Kramat Jati, Jakarta Timur,” kata Ibu Limbong, sang nenek, kemarin. Limbong khawatir lambannya KPAI memproses tindakan SBH semakin merusak masa depan Michael. Pasalnya, Michael merupakan anak berkebutuhan khusus (mental retardation) yang harus bersekolah di SLB. Saat berumur 1 tahun,

Michael berulang kali mengalami kejang-kejang (step) setelah panas tinggi namun tidak langsung dibawa ke dokter oleh SBH. “Berdasarkan keterangan psikolog tempat Michael diterapi, semakin lama Michael dibiar-

kan tidak bersekolah, semakin susah Michael tumbuh seperti anak seusianya. KPAI jangan berpangku tangan,” tegas Limbong. Perwakilan keluarga R Sihombing sudah menemui KPAI dan bertemu dengan salah

satu staf bernama Anang. Pertemuan kali kedua itu berlangsung, 2 Mei lalu, bertepatan dengan Hari Pendidikan Nasional. “Tapi,staftersebutmengakutidak tahu menahu sejauh mana laporan kami tersebut. (yuslan)


WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Besok PPs UMA Bedah Buku MEDAN (Waspada): Program Pascasarjana Universitas Medan Area (PPs UMA) akan menggelar bedah buku “Politik Pembangunan Perumahan Rakyat di Era Reformasi, Siapa Mendapat Apa?”, di Kampus UMA Jalan Sei Serayu Medan, Sabtu (14/5) besok. Dalam bedah buku tersebut, pengarang Zulfi Syarif Koto (Ketua Dewan Pengawas Perum Perumnas) langsung hadir memaparkan ketertarikannya mengupas politik pembangunan perumahan rakyat, yang hakekatnya harus dipahami semua pihak guna mewujudkan kesejahteraan rakyat. “Selain Zulfi Syarif, kami juga akan menampilkan pembedah buku/panelis yakni Prof. Subhilhar (USU), Echsanullah Khan dari DPPAPERSIJakarta,danKetuaProgramStudiMagisterTeknikArsitektur USU, Dr. Dwira N Aulia M.Arch dengan moderator Serly Maulana,” ungkap Panitia Pelaksana Ir. Erwin Pane, MS didampingi Ketua Prodi Magister Administrasi Publik Drs. Kariono, MA, kemarin. Erwin Pane mengungkapkan, buku tentang politik pembangunan perumahan rakyat sangat menarik untuk dibedah karena pembangunan pembangunan perumahan rakyat bukan untuk segelintir orang atau kelompok orang, namun komitmennya harus berpihak kepada masyarakat menengah ke bawah. Selain para panelis yang hadir, lanjut Erwin, panitia juga akan mengundang para pemangku kebijakan terkait dengan pembangunan perumahan di antaranya Bappeda Sumut dan Bappeda kabupaten/kota, para akedemisi, lembaga asuransi, perbankan, HIPMI, Kadin dan lainnya. Buku setebal 228 halaman itu, mengupas berbagai permasalahan seputar pembangunan perumahan rakyat ditinjau dari segi politik pembangunan, mengurai tentang benang kusut pembangunan perumahan rakyat hingga membahas fenomena birokrasi rente dan implikasi dalam kebijakan perumahan rakyat dan lainnya. Erwin Pane menekankan, karena terkait kebijakan diminta kepada para mahasiswa PPs UMA khususnya mahasiswa Magister Administrasi Publik untuk hadir guna penambahan wawasan politik pembangunan perumahan rakyat di Indonesia. (m41)

Alumni Fisip USU 1980 Gelar Berbagai Kegiatan MEDAN (Waspada): Alumni mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sumatera Utara (Fisip USU) Angkatan 1980 ingin terus memberikan sumbangsih dan kontribusi kepada masyarakat dan bangsa ini. Karena itu, dengan mengumpulkan seluruh alumni, cita-cita itu semakin tersalurkan dengan optimal. Demikian dikatakan Ketua Panitia Reuni Alumni dan Pembentukan Forum Alumni Fisip USU Angkatan 1980 Eduard Sihombing didampingi Sekretaris Syafrida Siregar dan Bendahara Elita Dewi kepada wartawan di Medan, Selasa (10/5). Kata dia, untuk merevitalisasi semangat kontribusi alumni kepada masyarakat dan bangsa, maka akan diadakan berbagai kegiatan di Medan dan Hotel Sibayak, Berastagi, Tanah Karo mulai 14-15 Mei. Dijelaskan Eduard Sihombing, untuk 14 Mei akan diadakan seminar sehari bertajuk: “Otonomi Daerah dalam Persfektif Reformasi Birokrasi Indonesia” dengan menampilkan pembicara utama dari alumni Fisip USU yang kini bertugas di Kementerian dalam Negeri, yakni Eduard Galingging (Kepala Biro Organisasi) serta Tumpak Simanjuntak Asisten Deputi Badan Nasional Pengelola Perbatasan). Acara seminar akan dilangsungkan di ruang sidang Fisip USU lantai dua. Dilanjutkan ke Hotel Pardede Medan untuk pendaftaran peserta reuni dan alumni, ramah-tamah dan makan malam di Restoran Kenanga Jalan Jamin Ginting serta kemudian dilanjutkan ke Hotel Sibayak keesokan harinya. “Kami berharap semua alumni Fisip USU bisa mengikuti acara ini. Teman-teman yang belum mengetahui acara ini bisa menghubungi nomor 0812 6020 510 atau 0813 6145 1013, dan 0813 6137 7425. Atau langsung ke sekretariat Fisip USU Jalan Profesor Sofyan kampus USU,” kata Eduard Sihombing. (m50)

Medan Metropolitan Medan Mendung MEDAN (Waspada): Setelah suhu panas cukup tinggi terjadi hampir seminggu, kini Medan se-kitarnya dilanda cuaca mendung. “Jarak tembus pandang akibat mendung antara 2.500 meter hingga 3.000 meter belum mengganggu terutama bagi operasional penerbangan,” kata Kepala Data dan Informasi (Datin) Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah I Stasiun Bandara Polonia Medan Hartanto, kemarin. Hartarto menilai, akibat dilanda mendung suhu panas menurun menjadi antara 32

hingga 33 derajat Celcius sebelumnya naik 36 derajat Celsius. Namun prakiraan di beberapa daerah terjadi hujan-hujan lokal. Bahkan ke depan, lanjutnya, suhu udara masih tercatat ratarata antara 34 derjat Celcius, kecuali akhir Mei akan menurun lagi mencapai angka 32 derjat Celcius. “Kondisi suhu udara di kota Medan berubah-ubah dan naik turun,” ujarnya. Namun pihaknya membantah, kondisi panas udara saat ini terpicu akibat menipisnya lapisan ozon. “Kenyataannya tidak demikian, kalau menipis lapisan ozon, panas akan berlangsung terus menerus berminggu-minggu,” ujarnya. Menurut Hartanto, kondisi

udara saat ini hanya terjadi panas dalam beberapa hari saja, itu pun karena lintasan ekuator berada di atas katulistiwa, sehingga matahari lebih mudah menyinari bumi tanpa penghalang. Pesawat kurangi beban Kalangan penerbangan menilai, panas semakin tinggi mencapai 35 hingga 36 derjat Celcius disertai kerapatan dan kerenggangan udara telah berpengaruh kepada pesawatpesawat berbadan sedang jenis Boeing 737-400 saat akan take off harus mengurangi beban berat seperti bagasi dan cargo. Hal itu disampaikan staf penerbangan Garuda Indonesia yang tidak ingin dilansir identitasnya. (m32)

PERNAH naik boat atau sampan ke sekolah? Jika belum, bocah yang satu ini bukan saja pernah tapi tiap hari berangkat ke sekolah naik sampan. Ia harus berjibaku dengan sampan dan laut. Ia adalah Halimatun 12, siswi SD 068009 Kampung Nelayan Seberang. Sebab, Halimatun harus menyeberang laut untuk tiba di sekolahnya yang berada di Kelurahan Bela-wan I Lingkungan XII. Setiap hari Halimatun harus dihadapi dengan kenyataan seperti ini. Begitu pula yang dialami Putri 12, teman sekelas Halimatun. Halimatun anak tertua dari ibunya Fitri 33, dan memiliki dua orang saudara, yakni Awel dan Putri. Sedangkan dari ibu tirinya, Halimatun memiliki dua orang saudara. Ayahnya hanya seorang nelayan kecil sedangkan ibunya sehari-hari berdagang sarapan pagi. Suatu ketika Halimatun pernah terlambat datang ke sekolah. Lantas ia ditegur oleh guru karena terlambat sekolah. “Saya pernah terlambat, terus dimarahi guru.Waktu itu nungguin tumpangan sampan yang lama datangnya.

Jadinya saya terlambat,” terang Halimatun. Setiap hari Halimatun dihadapi dengan kondisi serba kesulitan. Tatkala Waspada mengunjungi rumahnya, kemarin, Halimatun tengah membantu orang tuanya mencuci piring. Adik-adiknya Awel bermain di depan rumah, dan si kecil merengek-rengek kepada ibunya minta sesuatu. Fitri menjelaskan bahwa memang pendidikan sangat penting bagi putra-putrinya. Mengingat kondisi ekonomi keluarga yang tidak memungkinkan, Fitri berharap agar Halimatun belajar dengan giat supaya merubah kehidupan lebih baik lagi. “Kalau perlu kepala jadi kaki, kaki jadi kepala supaya anak-anak bisa sekolah. Jangan sampai anak saya kayak saya susahnya. Kalau dia sekolah setidaknya bisa dapat kerja di pabrik,” ungkap Fitri kepada Waspada. Meski harus naik turun sampan, Halimatun tetap bersemangat untuk sekolah. Buktinya, dari kelas I SD hingga kelas VI ia selalu juara dan tak pernah keluar dari tiga besar. “Alhamdulillah, dia selalu juara tiga besar dari kelas I sampai

sekarang. Padahal saya nggak pintar,” kata Fitri bangga. Sama halnya dengan Putri teman sekelas Halimatun yang duduk di bangku kelas VI SD. Ia turut pula naik turun sampan untuk pergi sekolah. Putri yang selalu ceria dan tampak berani menjawab bila ditanya meng-ungkapkan ia selalu juara. “Kelas enam Putri juara dua, Halimatun juara satu. Dari sekolah dapat buku tulis karena juara,” kata Putri ceria. Boat dan sampan merupakan salah satu andalan warga Kampung Nelayan Sebrang sebagai alat transportasi. Sebab wilayah Kampung Nelayan Seberang ini dipisah oleh lautan. Jadilah boat sebagai angkutan utama untuk menghubungkan warga dari Kampung Nelayan Seberang ke Belawan. Tarif yang dikenakan kepada penumpang biasa Rp2.000. Sedangkan untuk anak sekolah dikenakan biaya seribu rupiah. Bayangkan bila tidak ada boat atau sampan, mungkin Halimatun dan Putri tidak akan pernah mengecap bangku pendidikan. * Maini Anggita

MEDAN (Waspada): Jami’iyah Batak Muslim Indonesia (JBMI) sebagai sebuah Organisasi Kemasyaratan (Ormas) Islam yang berbasis dakwah islamiyah, akan mudah berkembang di Sumut sebab populasi terbesar suku Batak di Indonesia berada di daerah ini. “Kekuatan terbesar JBMI berada di Sumut. Karena itu pengurus DPW JBMI Sumut harus menjadi motor penggerak organisasi ini,” kata Ketua Dewan Pakar DPW JBMI Sumut Amarullah Nasution, dalam sambutannya pada silaturahim pengurus DPW JBMI Sumut di Hotel Madani belum lama ini. Pada pertemuan itu Amarullah yang juga mantan Sekjen DPP JBMI menceritakan pada awal berdirinya JBMI mendapat sambutan hangat dari para pejabat di pusat, sehingga JBMI dengan mudah bisa berkembang di sejumlah wilayah di Indonesia, seperti Jawa Timur, Jawa Barat, Bali, Kalimantan dan Sulawesi. (m26)

NU Ajak Bentengi Anak

Gatot: Kita Butuh Satlinmas MEDAN (Waspada): Plt Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujonugroho mengingatkan pentingnya peran Satuan Pelindung Masyarakat (Satlinmas) dalam melaksanakan tugas Keamanan, Ketertiban dan Perlindungan Masyarakat (Kamtibmas). Tugas ini juga termasuk dalam penanganan bencana dan pengamanan Pemilu, termasuk pemilihan kepala daerah (Pemilukada). Hal itu disampaikan Gatot Pujonugroho seusai membacakan amanat Mendagri ketika menjadi pembina upacara pada apel peringatan HUT Kesbanglinmas ke-49, di Halaman Kantor Gubsu, Senin (9/5). Mendagri dalam amanatnya yang dibacakan Gatot, peranan Satlinmas sudah semakin dibutuhkan dalam kondisi saat ini. Karena itu melalui beberapa surat edaran Mendagri peran Satlinmas didorong untuk terlibat aktif dalam penanganan bencana maupun longsor di daerah masing-masing. Selain itu, peran aktif Satlinmas ini juga sangat diharapkan dalam pengamanan Pemilukada. (m28)

Stan TK-SD Medan Tembung Kreatif MEDAN (Waspada): Kreatif dan inovatif itulah kesan yang diungkapkan para pengunjung yang mampir di Stan Pameran Pendidikan Book Fair 2011. Seluruh isi pameran yang dipajangkan peserta stan menggugah pengunjung untuk menyaksikannya. Salah satunya adalah stand milik UPT sekolah TK dan SD Kec. Medan Tembung yang ikut berpartisipasi sebagai peserta Pameran Pendidikan Book Fair 2011 Pekan Raya Sumatera Utara (PRSU) di Tapian Daya Jalan Gatot Subroto Medan yang baru saja ditutup. Stan Pameran TK/SD Kec. Medan Tembung menjadi salah satu stan yang ramai disinggahi pengunjung. “Isi pameran yang ditampilkan kebanyakan hasil karya para siswa SD dan TK. Mereka begitu kreatif dan inovatif,” kata Herayati salah satu pengunjung. Stan milik TK/SD Medan Tembung menampilkan hasil dari tangan-tangan kreatif siswa TK, SD, dan guru itu di antaranya lukisan dari siswa SD, bantal boneka terbuat dari bahan baldu, hiasan dinding, cermin hias, rumah-rumahan dari bahan stik es, pot bunga dari bahan kertas, tas dari bahan kertas, foto dokumentasi kegiatan sekolah dan perpustakaan SD. Kepala UPT TK/SD Kec Medan Tembung Khairul Ahmadi mengatakan, kegiatan tersebut tidak terlepas dari jerih payah kepala sekolah, pengawas, guru, kepala UPT dan siswa di seluruh Kec. Medan Tembung. Dalam pameran kali ini, UPT Medan Tembung mendapat juara II Tari tingkat SD se Kota Medan dari SDN 064969 dan mendapat juara I nilai UN 2010 yang diraih SD Pahlawan. (m50)

Waspada/Ist

PLT Gubsu Gatot Pujonugroho pada acara pelepasan rombongan penelusuran ekowisata hutan mangrove, di Aula Martabe Kantor Gubsu, Kamis (12/5).

Bertumpu Sampan Ke Sekolah (2) Hutan Mangrove Memprihatinkan

JBMI Mudah Berkembang

MEDAN (Waspada): Nahdhatul Ulama (NU) Sumatera Utara mengajak keluarga bisa memberikan benteng atau perlindungan kepada anak dari pengaruh buruk kelompok radikal atau aliran sesat yang mengatasnamakan agama. Ketua PengurusWilayah Nahdlatul UIama (PWNU) Sumut Ashari Tambunan mengatakan, upaya membentengi anak dari pengaruh buruk aliran sesat bisa dimulai dari lingkungan keluarga. Karena usia remaja cukup rentan mendapat pengaruh buruk dari dunia luar. Hal itu disampaikannya seusai acara pengajian rutin di sekretariat PWNU Sumut Jalan Sei Batang Hari Medan, Sabtu (7/5). Pelajar atau mahasiswa itu masih memiliki pemikiran yang labil. Di usianya itu, remaja ingin menemukan jati dirinya. Pendidikan dasar dari orangtua memiliki andil besar dalam membentuk karakter seorang anak. Pengajian yang terbuka bagi masyarakat umum itu juga dihadiri Rois Syuriah Pagar Hasibuan, Ketua Bahasul Masail Asnan Ritonga, Jamaah NU Khairuddin Hutasuhut dan pengurus PWNU Sumut lainnya. (m26)

A5

ANAK-anak sekolah menggunakan sampan pulang-pergi sekolah.

Waspada/Maini Anggita

MEDAN (Waspada): Setiap tahun keadaan hutan mangrove di Sumatera Utara kian mengkhawatirkan. Dari data yang ada dapat digambarkan kondisi hutan mangrove di pesisir pantai timur sedang mengalami tekanan yang hebat oleh berbagai bentuk kegiatan. “Kerusakan itu tentu sangat merugikan, mengingat hutan mangrovemerupakanpelindung pantai dari terjadinya abrasi. Selain itu sumber ekonomi bagi masyarakat sekitar karena merupakan tempat perkembangbiakan ikan dan udang serta biota laut lainnya,” kata Plt Gubsu Gatot Pujonugroho saat melepas rombongan penelusuran ekowisata hutan mangrove dalam rangka peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2011 di Aula Martabe Kantor Gubsu, Kamis (12/5). Gatot mengatakan, hutan mangrove bagi masyarakat modern/perkotaan merupakan wahana bersosialisasi maupun rekreasi yang menyediakan

berbagai atraksi/aktifitas seperti berkano, memancing berkumpul dengan keluarga (ekowisata) maupun sebagai tempat belajar serta penelitian. Di samping itu hutan mangrove atau hutan bakau juga menyimpan lebih banyak karbon dibanding kebanyakan hutan tropis. Ini menunjukkan pentingnya pelestarian hutan bakau sebagai langkah mengatasi perubahan iklim yang mana kerusakannya sangat signifikan akan berkontribusi pada emisi gas rumah kaca. Gatot menyebutkan, apa yang dilakukan rombongan penelusuran ekowisata hutan mangrove merupakan sebuah langkah sebagai momentum awal untuk melakukan perbaikan lingkungan. Sementara itu, Kepala Badan Lingkungan Hidup Provinsi Sumatera Utara Hj Hidayati mengatakan, kegiatan penelusuran ekowisata hutan mangrove ini dilaksanakan atas dasar keprihatinan terhadap penurunan

kualitas lingkungan hidup khususnya ekosistem hutan mangrove kawasan pesisir pantai Timur. Kegiatan ini, lanjutnya, rangkaian kegiatan penelusuran ekowisata hutan mangrove yang dimulai dari Desa Nelayan Indah Belawan Kecamatan Medan Labuhan sampai ke Paluh Merbau dan berakhir di Bagan Percut Kecamatan Percut Sei Tuan. Di samping itu juga akan diserahkan bantuan bibit bakau serta dialog interaktif dengan masyarakat petani nelayan. Peserta kegiatan penelusuran hutan mangrove ini merupakan gabungan dari berbagai unsur terkait seperti dari Dinas Kehutanan Provinsi, Balai Pengelolaan Hutan MangroveWilayah II, Dinas Perikanan dan Kelautan, Badan Lingkungan Hidup Kota Medan dan Deli Serdang, PTPN II, Basarnas, masyarakat pencinta lingkungan, LSM Peduli Mangrove (Yagasu) dan warga masyarakat kawasan Belawan dan Percut Sei Tuan.(m28)


Medan Metropolitan

A4

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Masjid Al-Ikhlas Akan Direbut Kembali KH Mulkan Daulay Khatib Shalat Jumat Di Lokasi Robohan MEDAN (Waspada): Ikatan Cendikiawan Muslim (ICMI) Kota Medan akan melakukan konsolidasi kepada seluruh elemen masyarakat dan ormas Islam serta para tokoh agama untuk penggalangan dana membangun kembali Masjid Al-Ikhlas di Jalan Timor Medan setelah dirobohkan oleh Kodam I/BB.

Waspada/Surya Efendi

RATUSAN pelajar memanjatkan doa usai melakukan sholat minta turun hujan di halaman sekolah MTs Miftahussalam Jalan Darussalam Medan, Kamis (12/5).

Ratusan Pelajar Shalat Minta Hujan MEDAN (Waspada): Suhu panas yang meningkat hingga 36,3 derajat Celcius di Kota Medan dalam tiga hari terakhir ini membuat ratusan pelajar Madrasah Tsanawiyah Miftahussalam melakukan sholat dan doa minta hujan di halaman sekolah mereka di Jalan Darussalam Medan, Kamis (12/5). Selain melakukan shalat istisqah dan berdoa, para pelajar bersama guru juga menggelar zikir di halaman yang beralaskan tikar untuk meminta pertolongan Allah SWT agar menurunkan hujan, sehingga di daerah ini menjadi sejuk kembali. ‘’Shalat, doa dan berzikir ini dilakukan agar Kota Medan diguyur hujan dan kami dapat belajar diruangan dengan nyaman,’’ tutur Salimah Limbong, salah seorang pelajar kepada wartawan. Sementara, Kepala Sekolah MTs Miftahussalam Cut Ruhama mengatakan selain meminta turun hujan, shalat, doa dan zikir ini dilakukan untuk mengajarkan kepada para murid agar senantiasa saling membantu sesame umat beragama, baik moril maupun materil. ‘’Mudah-mudahan atas ridha Allah SWT, hujan akan turun dan suhu panas yang tinggi di kota ini dapat normal kembali dan seluruh masyarakat dapat beraktifitas dengan lancar,’’ ujarnya. (m46)

Alumni 1982 SMPN 1 Gelar Reuni MEDAN (Waspada): Alumni SMP Negeri 1 Medan tamatan 1982 menyelenggarakan silaturrahim dan temu kangen di Medan Club Jalan Kartini Medan, Sabtu (14/5). Demikian dijelaskan Koordinator Reuni H Muchrid ‘Coky’ Nasution didampingi Sekretaris T Muchariad, Bendahara Cut Yusnizar (Dedek), MarianaYulfa, Fina, Remus dan lainnya di Medan, Rabu (11/5). Muchrid mengatakan, temu kangen ini karena sudah berpisah sejak 29 tahun lalu dan masing-masing melanjutkan studinya ke jenjang lebih tinggi di berbagai daerah di Indonesia, terutama Pulau Jawa. Dalam temu kangen itu, lanjutnya, akan dirapatkan pembentukan pengurus Ikatan Alumni SMPN 1 Medan. Diperkirakan hampir 500 alumni yang ada pada 1982, namun sampai saat ini baru terdata sekira 150 orang. Disamping itu, kata Muchairad, pertemuan tersebut bertujuan menghimpun potensi alumni sekaligus membahas rencana reuni akbar 30 tahun SMPN 1 Medan yang dijadwalkan Maret 2012. Sedangkan Sekretaris Reuni T Muchariad menambahkan, para alumni yang belum menerima pemberitahuan atau ingin menghadiri kegiatan dapat menghubungi HP 06177557100 (Muchariad), 0811643653 dan 08126016000 (Coky) atau langsung ke Sekretariat Jalan Sei Belutu No.98 Medan. “Jika belum bisa hadir, diharapkan dapat mengirimkan data melalui e-mail muchariad_iad@yahoo.com. Hal ini perlu guna pendataan karena direncanakan membuat buku alumni,” jelas Iad. Dijelaskannya juga, temu kangen siangnya selain rapat juga diselenggarakan beberapa acara dan berlanjut hingga malamnya. Diharapkan suasana temu kangen tersebut juga bisa melepas rindu sesama alumni yang telah berpisah hampir 30 tahun lalu. (m34)

Sarasehan BLH Medan Bersama Pelajar MEDAN (Waspada): Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kota Medan menggelar sarasehan dengan berbagai tema di beberapa tempat di kota metropolitan ini. Sarasehan itu membahas berbagai persoalan lingkungan di antaranya permasalahan sampah. Acara ini dihadiri ratusan pelajar tingkat SMA dari tiga sekolah di Kota Medan bertempat di Lapangan AhmadYani Medan, dengan mengundang pakar-pakar lingkungan. Ir Purnama Dewi selaku Kepala Badan Lingkungan Hidup Kota Medan mengatakan, acara sarasehan ini adalah program Pemko Medan khususnya BLH guna memfasilitasi penanggulangan lingkungan di setiap masyarakat, terutama generasi muda agar generasi mudah termasuk siswa/i dan mahasiswa mengambil bagian dengan pemerintah menjadi pelaku penyelamatan lingkungan . Purnama Dewi juga mengharapkan dari sarasehan yang di gelar di berbagai tempat ini akan menggugah generasi muda untuk kemudian akan lahir pahlawan-pahlawan lingkungan yang dengan sukarela menjadi penyelamat bagi lingkungan itu sendiri. (m13)

Hal tersebut dikatakan Ketua ICMI Medan Indra Sakti Harahap (foto) kepada wartawan, Rabu (11/5), sebagai simbol perwujudan bentuk keutuhan persaudaraan antar umat beragama di kota Medan sehingga tidak ada yang dicederai. “Kepada pihak pengembang yang telah membebaskan bangunan masjid berikut tanah pertapakannya, diminta saling menghormati pluralisme di kota Medan agar bersedia memberikan ganti rugi perobohan masjid,” ujar Indra. Menurut Indra, ICMI Medan bersama seluruh tokoh dan masyarakat muslim akan melakukan konsolidasi untuk membentuk penggalangan dana mulai dari Rp1.000 hingga secukupnya mengganti dan membangun kembali Masjid Al-Ikhlas tersebut. “Penggalangan dana untuk ganti rugi tersebut dilakukan agar proses pengembalian

Masjid Al-Ikhlas kepada umat Islam dilakukan dengan caracara sesuai aturan tanpa melanggar undang-undang yang berlaku,” ungkap Indra. Dalam kesempatan itu, Indra Sakti juga membantah isu berkembang ICMI Medan dan berbagai ormas Islam lainnya turut memberikan persetujuan perobohan masjid dan telah menerima aliran dana dari pihak tertentu sebagai kompensasi. “Isu itu tidak benar,” tegasnya. Shalat Jumat Sementara itu, shalat Jumat tetap dilaksanakan di depan lokasi Masjid Al-Ikhlas Jalan Timor Medan yang telah dirobohkan. Pada pelaksanaan shalat Jumat (13/5) hari ini, bertindak sebagai khatib dan imam KH Mulkan Daulay. Ketua I Forum Umat Islam Sumatera Utara Ustadz Indra Suheiri menjelaskan, meskipun Masjid Al-Ikhlas telah diro-

Kejatisu Dalami Dugaan Korupsi Di Deliserdang MEDAN (Waspada): Puluhan massa Mahasiswa Pancasila (Mapancas) dan NGO-Komando mengelar aksi demo di Kejatisu, Kamis (12/5). Mereka mendesak penyidik segera mengusut dugaan korupsi Pemkab Deliserdang sebesar Rp316,33 miliar. Kahadiran pengunjukrasa di depan gedung Kejatisu, ditandai teriakan yel-yel dan lambaian poster-poster dari kertas karton beriskan desakan agar Kejatisu segera mengusut pimpinan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) diduga terlibat kasus korupsi. Dalam aksi itu, massa menuding ada lima SKPD Pemkab Deliserdang diduga sarang korupsi. Pertama Dinas Pekerjaan Umum (PU) dengan potensi kerugian negara Rp 224,7 miliar, Dinas Perhubungan (Dishub) Rp2,9 miliar . Kemudian Dinas Kesehatan, Dinas Cipta Karya Rp332 juta, Dinas Pendidikan sebesar

Rp93,2 miliar, dan Dinas Perikanan senilai Rp2 miliar. “Total dugaan korupsi anggaran negara mencapai ratusan miliar,” teriak Koordinator aksi, Iwan Kabaw mengawali orasinya. Bentuk perbuatan dugaan korupsi itu, para kepala dinas melakukan pekerjaan diduga tidak sesuai dengan mekenisme. Di Dinas PU, misalnya, pelaksanaan proyek pembangunan darmaga di Kec. Pantai Labu dinilai tidak memenuhi kualifikasi sehingga harus dilakukan tender ulang. “Hampir semua pelaksanaan proyek menyalah dan diduga hanya menguntungkan para pejabat SKPD tersebut,” kata Iwan membakar semangat rekan-rekanya. Mereka minta Kejatisu mengusut tuntas dugaan korupsi itu. Disamping massa juga mendesak Kejatisu menuntaskan dugaan korupsi di Pemerintah Propinsi Sumatera Utara (Pempropsu) terkait dana Ban-

KEPALA Badan Lingkungan Hidup Kota Medan Purnama Dewi menyosialisasikan penanggulangan sampah kepada ratusan pelajar tingkat SMA dari tiga sekolah di Kota Medan, bertempat di Lapangan Ahmad Yani Medan.

sos yang diduga merugikan negara sebesar Rp 215,17 miliar, Dinas Transmigrasi senilai Rp 409 juta , dan Biro Perlengkapan Sumut (Rp 221 juta).“Selain mendesak Kejatisu, kami juga meminta BPK dan BPKP segera mengumkan hasil audit mereka dan jangan coba-coba bermain dengan penyidik, agar kasus ini terus mengendap, “ tegas Iwan. Sementara itu, Kepala Seksi Penerangan dan Hukum (Kasipenkum)/Humas Edi Irsan Kurniawan Tarigan saat menerima massa mengatakan, kasus-kasus yang diusung para pengunjukrasa sedang ditangani Kejatisu, termasuk Deliserdang dan penyimpangan dana bantuan sosial Pemprovsu. Di hadapan massa, Tarigan memberikan keyakinan bahwa Kajatisu AK Basuni memiliki komitmen untuk memberantas korupsi termasuk yang disampaikan pengunjukrasa. Mendengar penjelasan itu, massa membubarkan diri. (m49)

dilakukan beberapa waktu lalu, soal rencana relokasi Masjid AlIkhlas di Jalan Timor (eks kantor Hubdam) Kodam I/BB. Bantahan itu dilontarkan Syafrizal di Medan terkait pernyataan Ketua BKPRMI Sumut Idham Dalimunthe tentang nama Ketua BKPRMI Kota Medan Syafrizal yang dicantumkan pada pertemuan kesepakatan antara Kodam I/BB dengan Ormas Islam. Kata Syafrizal, dirinya tidak tahu menahu namanya dicantumkan pada pertemuan tersebut.”Yang penting saya tidak ada menghadiri. Apalagi mengirim utusan pada pertemuan

itu. Kalau pun ada yang datang, secara organisasi tidak diakui,” tandasnya didampingi sekretaris Erwinsyah Hasibuhan, dan Komandan Brigade, Faisal Ardiansyah. Dia juga menyayangi apa yang disampaikan Ketua BKPRMI Sumut, Idham Dalimunthe. Sebab menurut Syafrizal, seharusnya Idham mengkroscek kebenaran informasi tersebut baik secara internal maupun eksternal sebelum mengeluarkan pernyataan.”Dalam hal ini BKPRMI Medan mengecam keras ada oknum yang ingin membenturkan Ormas Islam,” cetus Syafrizal. (m40/h04)

Gatot Kecewa KDh Tak Dukung Zakat MEDAN (Waspada): Plt Gubsu Gatot Pujonugroho mengaku kecewa karena banyak kepala daerah (KDh) se Sumut belum mendukung surat edarannya tentang pemotongan gaji PNS muslim untuk Bazda. Bahkan beberapa kepala daerah kabupaten/kota juga kurang mendukung keberadaan dan sosialisasi Badan Amil Zakat Daerah (Bazda) dalam pengumpulan zakat infak dan sedekah. Hal itu terungkap dalam rapat koordinasi (Rakor) Bazdasu yang diikuti para utusan SKPD kabputen/kota dan pengurus Bazda kabupaten/kota se Sumut, Rabu (11/5), di Asrama

Haji Medan. Padahal keberadaan Bazda di setiap daerah bertujuan mengentaskan kemiskinan dan meningkatkan perekonomian masyarakat. Gatot yang langsung menerima informasi para peserta Rakor Bazdasu tersebut dengan tegas akan menyurati para kepala daerah kabupaten/kota se Sumut untuk mengindahkan surat edaran Gubsu tentang pemotong gaji PNS muslim. Bahkan Gatot segera menegur keras kepala daerah yang tak merespon surat edaran tersebut. Sementara itu, Ketua Bazdasu Amansyah Nasution mengakui umat Islam belum

sepenuhnya percaya kepada lembaga Bazda dan juga kurang memahami fungsi zakat sebagaimana memahami fungsi salat. Terkait surat edaran Gubsu yang belum dilaksanakan beberapa kabupaten/kota se Sumut untuk memotong gaji PNS muslim yang dimulai Januari 2011, yakni golongan I sebesar Rp5.000, golongan II, Rp10.000, golongan III Rp15.000 dan golongan IV sebesar Rp20.000, Amansyah mengatakan sesuai tujuan Rakor Bazdasu pihaknya akan melakukan sinergi program dengan kabupaten/kota se Sumut. (m26)

Disesalkan Tak Ada Aksi Sambut Hari Perawat Sedunia MEDAN (Waspada): Sejumlah perawat di Indonesia melakukan aksi damai dalam memperingati Hari Perawat Sedunia yang jatuh pada hari ini, Kamis (12/5). Seperti di Bogor, ribuan perawat melakukan aksi pembagian masker bagi pengguna jalan. Namun, di Sumut sendiri tidak ada aksi damai dalam memperingati Hari Perawat Sedunia tersebut. Ketua Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Kota Medan Farida Aruan menyesalkan tidak adanya aksi damai dalam memperingati Hari Perawat Sedunia ini.“Aksi damai harus dilakukan kalau cinta terhadap profesi ini. Aksi damai ini pun dilakukan untuk menggolkan RUU Keperawatan. PPNI Sumut tidak ada yang menggerakkan seluruh perawat kab/

kota untuk melakukan aksi damai,” katanya kepada sejumlah wartawan, Kamis (12/5). Dia menuturkan, rancangan Undang-undang (RUU) Keperawatan harus didukung dan diprioritaskan untuk segera dibahas. Hal itu penting karena RUU Keperawatan tidak sekadar bentuk perlindungan hukum bagi perawat tapi diharapkan juga bisa memberikan pelayanan kesehatan secara lebih berkualitas pada masyarakat. “Secara umum yang diperjuangkan dalam UU Keperawatan adalah adanya kejelasan kewenangan serta perlindungan hukum bagi perawat dan pasien. Memang untuk bisa mewujudkan hal itu tidak mudah, tapi dengan adanya sinergitas dan dukungan dari berbagai pihak saya optimis hal itu bisa

diwujudkan,” katanya. Menurutnya, RUU Keperawatan sudah lama diajukan, yakni sudah lebih dari 20 tahun yang silam. Namun, kendalanya kemungkinan ada pihak-pihak yang tidak menginginkan UU Keperawatan tersebut, atau UU Keperawatan disatukan dalam UU Tenaga Kesehatan. “UU Keperawatan dilahirkan untuk perlindungan hukum dan mendapat pengakuan mengenaiprofesiperawat,”tegasnya. Sementara itu, Sekretaris PPNI Sumut Soef membenarkan jika pada Hari Perawat Sedunia ini tidak ada aksi damai di Sumut.“Aksi itukan menuntut RUU Keperawatan disahkan, tidak harus pada hari ini, kita sudah pernah melakukan aksi ke DPRD Sumut,” katanya singkat. (h02)

Prof. Ibnu Hajar Damanik

Pendidikan Perlu Pemerataan berhubungan dengan pengakuan internasional, dimana Unimed telah menetapkan diri sebagai 50 perguruan tinggi yang menuju kepada world class university.

PROF Dr Ibnu Hajar Damanik, M.Si (foto)akhirnya terpilih sebagai rektor Unimed periode 2011-2015 menggantikan Prof Dr Syawal Gultom, MPd. Dia meraih dukungan suara 60 persen dalam rapat tertutup senat Unimed pada Rabu (12/5) dalam suasana kampus yang kondusif, meski sebelumnya kampus itu sedikit bergejolak dalam suksesi rektor. Bagaimana cara Guru Besar Fakultas Ilmu Pendidikan ini mengembangkan Unimed dan pendidikan Sumatera Utara? Di sela-sela kesibukannya, Ibnu Hajar menerima wartawan Waspada Sugiarto untuk diwawancarai, Kamis (12/5).

Apa yang perlu dibenahi untuk meningkatkan pendidikan di Sumatera Utara dan bangsa ini? Kalau berbicara pendidikan itu variabelnya tidak cukup satu. Misalnya yang pertama isu pemerataan. Pendidikan perlu pemertaaan, dimana saat ini pendidikan kita sedang berhadapan dengan pemerataan dan perluasan akses. Kedua, yang paling penting menurut saya adalah peningkatan mutu dan relevansi, ketiga tentu tata kelola yang baik. Paling tidak ketiga hal itu yang harus menjadi perhatian.

Bagaimana perasaan Anda setelah terpilih sebagai Rektor Unimed? Ya... sebagai umat beragama saya bersyukur. Bersyukur dalam pengertian, menerima amanah bahwa saya dipercaya oleh Yang Maha Kuasa untuk memikul amanah dalam melakukan, pembinaan, perbaikan atau memandu perjalanan sebuah lembaga yang besar, khususnya di lembaga pendidikan karena berkaitan dengan kemaslahatan manusia. Saya bersyukur dan akan mewujudkan dengan kinerja. Apa yang sedang Anda persiapkan setelah terpilih sebagai rektor? Saya mempersiapkan penataan manajemen internal di unitunit yang ada di Unimed. Mulai dari biro, fakultas, program studi. Ini perlu sinergi supaya lebih efisien dan programnya bisa efektif. Ini berkaitan dengan pemberdayaan, revitalisasi, peran program studi sebagai lokomotif terdepan dari sebuah lembaga universitas. Dalam pengalaman saya, majunya sebuah universitas itu bukan diukur dari fisik yang besar, bukan banyaknya jurusan, tetapi bagaimana program studi yang basisnya itu adalah aktivitas pembelajaran itu bisa berjalan dinamis yang melibatkan dosen, mahasiswa dan perangkat-perangkat pengajar yang baik. Ke depan, pada tahun pertama ini saya fokus pada kesiapan perjalanan program studi di lingkungan Unimed. Apa yang perlu dibenahi di Unimed? Saya kira pertama, kalau di dalam program studi itu perangkat fisiknya. Tentu berkaitan dengan ketercukupan dan kelengkapan sarana dan prasarana. Yang berhubungan dengan itu juga adalah sarana praktikum mahasiswa dan laboratorium. Berikutnya berkenaan dengan kurikulum yang terus diperbaharui, mulai dari kurikulum nasional, KBK, sistem block dan kurikulum yang mengintegrasikan komponen softskill dan tentu akan kita integrasikan lagi isu yang sekarang menjadi perhatian pendidikan, yaitu karakter building. Di dalam program studi tidak hanya pada kurikulum, tetapi juga pada pengajaran yang dipandu oleh para dosen, sehingga saya berfikir bahwa kualitas pembelajaran harus terus kita perhatikan.

Waspada/thariq

bohkan oleh penguasa demi kepentingan kaum kapitalis, namun pelaksanaan ibadah shalat Jumat tetap dilaksanakan di ruas jalan raya. Usai shalat Jumat akan digelar semacam diskusi (muhasabah) dan aksi-aksi lain yang timbul dari diskusi tersebut. Muhasabah tersebut bertajuk: “Renungan untuk instropeksi diri atas segala cobaan dan fitnah yang melanda umat Islam”. Menurut Suheiri, pengurus FUI Sumut, Badan Kenaziran Masjid Al-Ikhlas dan sejumlah ormas Islam dan elemen masyarakat akan menghadiri pelaksanaan shalat Jumat tersebut, sedangkan tempat pengambilan air untuk wudhu sudah disediakan oleh panitia. Pelaksanaan sholat Jumat

di ruas jalan raya Jalan Timor tersebut merupakan yang kedua kalinya pasca perobohan masjid tersebut dan akan diikuti ratusan jamaah masjid. Jammah masjid tersebut umumnya para pekerja kantoran, musafir, mahasiswa serta sejumlah warga yang bermukim di kawasan Jalan Timor. Bantah Di tempat terpisah, Ketua Badan Komunikasi Pemuda Remaja Mesjid Islam (BKPRMI) Kota Medan Syafrizal Harahap membantah dirinya ikut menghadiri pertemuan Organisasi Kemasyarakatan (Ormas) Islam dengan Kodam I/BB yang

Program lainnya? Saya memiliki dua program yaitu program unggulan dan program reguler. Program unggulan saya menyongsong kebijakan Kemendiknas tentang pendidikan karakter dan Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD), lalu mereformasi birokrasi internal. Sedangkan program reguler saya, yang sejalan dengan kebijakan Direktorat Pendidikan Tinggi (Ditjen Dikti) yang berhubungan dengan

Bagaimana Anda melihat UU Sisdiknas, apakah bisa mengangkat derajat pendidikan perguruan tinggi? UU itu kan rambu-rambu ya. Saya pikir derajat itu sangat tergantung pada undang-undangnya. Lalu, bagaimana UU itu diterjemahkan ke dalam bentuk aktivitas-aktivitas aktual, pengembangan program. Jadi, ada program, ada kegiatan dan ada indikator. Peningkatan derajat pendidikan itu tentunya dilihat dari efektivitas pengembangan program. UU itu menurut saya harus diwujudkan dalam bentuk program-program yang bisa terukur. Apakah bapak setuju UU Sisdiknas yang mengarahkan pendidikan perguruan tinggi ke arah sistem pasar? Sistem pasar ini berarti memberi ruang yang seluas-luasnya bagi potensi masyarakat atau sebaliknya. Pendidikan ini kan hak publik, jadi perlu diberikan secara proporsional mulai dari lapisan atas sampai bawah. Kalau terbuka, itu sifatnya bisa lebih kepada kompetisi yang bisa mengabaikan nilai-nilai pemerataan, dimana orang yang kurang mampu terkesampingkan. peningkatan mutu layanan akademis, peningkatan kualitas dosen dan tenaga kependidikan, peningkatan kualitas penelitian dan pengabdian masyarakat, peningkatan mutu layanan kelembagaan dan peningkatan kebutuhan teknis di lembaga. Mengenai tata kelola di Unimed, saya akan efektifkan organisasi tata kelola Unimed ini dengan statuta. Kemudian penadaan sumber daya, ini arahnya pada efisiensi dan optimalisasi, potensi dosen dan SDM dosen dan staf. Selain itu juga akan melakukan mengawal teacher, learning, quality (belajar mengajar yang berkualitas). Kita akan mengacu kepada statuta nasional pendidikan, akan mengaktifkan lembaga-lembaga mahasiswa atau student center learning. Kemudian juga akan meningkatkan kualitas penulisan skripsi. Selain itu tentunya juga akan memberikan fasilitas pendukung bagi guru besar dan dosen di program studi. Kalau berhubungan dengan penelitian dan pengabdian masyarakat, tentu saya akan mendorong peningkatan kuantitas dan kualitas penelitian di prodi. Lalu meningkatan keterlibatan mahasiswa dalam penelitian dosen, kemudian saya akan mendorong penerbitan jurnal nasional dan internasional di tiap prodi secara bertahap. Saya juga akan mencoba melakukan kerjasama dan kemitraan antar intansi untuk membuka potensi prodi dengan mitra. Selain itu mengenai keterserapan lulusan. Ini menjadi isu penting bagi saya untuk menertibkan waktu kuliah dan waktu tunggu kerja dengan pendek, sehingga lulusan tidak terlalu lama menganggur. Satu lagi yang paling penting yaitu program yang

Program apa yang harus disiapkan pemerintah untuk meningkatkan daya saing perguruan tinggi? Pemerintah harus melakukan penguatan perguruan tinggi itu sendiri, penguatan internalnya. Penguatan internal seperti kualitas dosen yaitu peningkatan kuantitas dan kualitas tenaga dosen dalam program studi, bahan ajar, represensi, sarana pendukung, laboratorium. Pemerintah melalui kementeriannya dalam hal ini telah memfasilitasi dari segi kemampuan yang ada yaitu pembiayaan dalam mendukung kelengkapan laboratorium, perpustakaan, penataan dan perbaikan peningkatan mutu fakultas. Selain itu diperlukan perluasan kerjasama antar perguruan tinggi. Jadi, perguruan tinggi yang sudah dianggap dalam kategori baik, sangat baik itu perlu sharing dengan perguruan tinggi lain dan itu menjadi tanggung jawab pemerintah juga. Apakah persaingan perguruan tinggi masih tahap wajar? Atau sudah terjebak dengan sistem pasar? Wajar tidak wajar persaingan perguruan tinggi bisa dilihat dari layanan. Tolak ukur yang perlu dijadikan acuan persaingan adalah kualitas layanan, tidak hanya sekadar dilihat dari struktur fisik yang bagus, tetapi juga layanan yang bagus. Persaingan perguruan tinggi silakan saja, namun tidak perlu berlomba mencari sebanyak-banyaknya mahasiswa. Lebih penting fokus pada kapasitas di dalam supaya tawaran layanan ini benar-benar bisa memenuhi harapan masyarakat.


Medan Metropolitan

A6

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Pembajakan Mobil Tangki Dan Truk Mengganas Polisi Tidak Mampu Tangkap Pelaku BELAWAN (Waspada): Aksi pembajakan mobil tangki pengangkut Crude Palm Oil (CPO) semakin mengganas. Namun hingga kini, polisi belum mampu menangkap para pelaku pembajakan mobil tangki dan truk-truk lainnya. Seperti yang terjadi di jalan Tol Belmera kawasan simpang Kawasan Industri Medan (KIM) 2, Mabar, Kamis (12/5) dinihari sekira pukul 00:30, enam orang tak dikenal (OTK) menggunakan senjata api membajak mobil tangki pengangkut Crude Palm Oil (CPO) BK 9115 BE. Akibatnya, korban Ropature Situmorang, 35, warga Lingkungan IX Gg. Mandiri Simpang Dobi Kelurahan Titi Papan mengalami kerugian berupa satu unit mobil tangki berisi 31 ton CPO seharga Rp310 juta, uang tunai Rp1,9 juta dan surat berharga lainnya. Dalam laporannya di Polsekta Medan Labuhan, korban mengatakan, mobil tangki tersebut berangkat dari Sosa. Saat melintas di lokasi kejadian, tiba-tiba satu mobil jenis Avanza (nomor polisi tidak diketahui) datang dari arah belakang dan menghentikan laju mobil tangki itu. Sejumlah pelaku yang berada di dalam mobil Avanza tersebut mengaku dari PT Tangki Mas.

Kemudian, pelaku memerintahkan korban agar memperlihatkan dokumen CPO yang dibawanya. Setelah itu, pelaku menyuruh korban menjumpai seseorang yang disebut “bos” di dalam mobil Avanza tersebut. Tanpa menaruh curiga, korban memberikan fotokopi dokumen yang diminta pelaku. Setelah mendekati mobil milik pelaku, korban dan kernetnya langsung ditodong dengan senjata api dan dipaksa masuk kedalammobiltersebut.Didalam mobil itu, korban diikat dan mulutnya ditutup dengan lakban. Korban sempat dibawa keliling- keliling dan diturunkan di kawasan Amplas sekira pukul 05:00. Selanjutnya, korban mengadu ke Polisi Jalan Raya (PJR) tol Amplas dan kemudian diarahkan membuat laporan ke Polsekta Medan Labuhan. Ditemui Waspada saat mendampingi korban di Mapolsekta Medan Labuhan, Humas PT. Tangki Mas Banggas Siregar mengatakan, setelah mendapat

Mahasiswi UMSU Hilang Diduga Ikut Ajaran NII MEDAN (Waspada): Seorang mahasiswi Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) dikabarkan menghilang sejak Senin (9/5).Pihak keluarga khawatir anak gadisnya ikut ajaran NII. Informasi yang diperoleh Waspada di Polresta Medan, Kamis (12/5), korban bernamaWirda Lilia, 19, warga Komplek Abdulah Hamid, Jln. Gatot Subroto, Kampung Lalang, Kecamatan Medan Sunggal ini, menghilang setelah pamit hendak pergi kuliah di UMSU. Menurut sejumlah saksi yang mengenal korban, mahasiswi Fakultas FKIP Mipa ini diketahui dijemput seorang pria tidak dikenal (OTK) mengunakan mobil Toyota Xenia silver BK 1932 **. Iksan, orangtua korban, sudah melaporkan kasus tersebut ke Polresta Medan Rabu (11/5). Menurutnya, Wirda pamit dari rumah mengenakan baju berwarna merah bercorak bunga-bunga, celana jeans panjang berwarna hitam dan mengenakan jilbab hitam. Sampai saat ini, pihak keluarga terus mencari keberadaan mahasiswi semester IV ini. Terungkapnya kasus tersebut bermula ketika Iksan hendak menjemput putrinya di kampus. Setelah ditunggu beberapa lama, Wirda tida kunjung keluar dari kampus. Bahkan, saat nomor handphonenya dihubungi, sudah tidak aktif lagi. “Saat itu, saya hendak menjemput Wirda. Setelah sekian lama ditunggu, anak saya tidak kunjung keluar dari dalam kampus. Ditunggu di rumah, tapi tidak juga pulang,” jelas Iksan. Ditanya soal kedekatan Wirda dengan seorang pria, Iksan mengaku tidak pernah melihat anaknya memiliki teman pria. Bahkan, Wirda jarang keluar dari rumah. “Setahu saya dia (Wirda) tidak punya pacar, karena setiap pulang saya jemput. Saya takut dia mengikuti ajaran NII,” ujarnya seraya menambahkan, Wirda tidak memiliki prilaku aneh sebelumnya. Kasat Reskrim Polresta Medan Kompol Fadillah Zulkarnaen mengaku sudah menerima laporan dari keluarga korban. “Kita masih melakukan penyelidikan, namun belum bisa dipastikan sebagai korban NII atau bukan,” tegasnya. (m39)

Rumah Terbakar MEDAN (Waspada): Gara-gara korsleting listrik, satu rumah di Jalan Jemadi, Kecamatan Medan Timur, nyaris musnah terbakar, Kamis (13/5) sekira pk 14:45. Dalam tempo sekejap api berhasil dipadamkan, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa kebakaran tersebut. Penghuni rumah Lida Halim alias A Cong dan keluarganya terkejut saat sejumlah warga berteriak melihat kepulan asap dari kamar di lantai II. Mendengar teriakan warga tersebut, A Cong pun spontan menyelamatkan keluarga dan barang-barang berharga lainnya. Mobil Dinas Pemadam Kebakaran dibantu warga setempat akhirnya berhasil memadamkan kepulan asap dan api di lantai II rumah tersebut.Tempat tidur dan alat pendingin ruangan (AC) terlihat gosong dan diduga api terjadi karena korsleting (arus pendek). “Tidak ada korban jiwa namun asal api diduga karena terjadinya arus pendek sehingga membuat AC terbakar dan merambat ke tempat tidur tilam,” jelas Kapolsekta Medan Timur Kompol Patar Silalahi. Menurut Silalahi, pihaknya memintai keterangan dari sejumlah saksi dan penghuni rumah serta masih menyelidiki penyebab kebakaran tersebut secara rinci, meskipun diketahui penyebab kebakaran dari terjadinya arus pendek. (h04)

Polisi Gerebek Judi Sabung Ayam MEDAN (Waspada): Petugas Reskrim Polsekta Delitua menggerebek lokasi judi sabung ayam di Gang Sejarah, Jalan Besar Delitua, Kamis (12/5) pukul 15:00. Dalam penggerebekan tersebut diamankan 10 pria beserta dua ekor ayam dan satu unit jam dinding. Salah seorang diantaranya RG, warga Jalan Brigjen Katamso, mengakui sebagai pemilik salah satu ekor ayam, namun membantah terlibat dalam permainan judi sabung ayam tersebut. Menurut keterangan petugas, ke 10 pria tersebut diamankan saat melakukan judi sabung ayam di Gang Sejarah, yang diintai selama beberapa hari. Para penjudi sabung ayam itu kemudian diboyong ke Mapolsekta Delitua dengan menumpang angkutan umum berikut barang bukti dua ekor ayam dan satu jam dinding yang digunakan untuk mengatur waktu. Kapolsekta Delitua Kompol SP Sinulingga didampingi Kanit Reskrim AKP Semion Sembiring mengatakan, mereka yang terjaring dari lokasi judi sabung ayam itu masih dilakukan proses pemeriksaan untuk menetapkan siapa tersangka dan penonton. (m40)

laporan dari supir, pihaknya melakukan pencarian dan menemukan mobil tangki CPO tersebut parkir di pinggir Jln. Karya Jasa, Pangkalan Masyhur, Medan. Saat diperiksa, ternyata tangki yang sebelumnya bermuatan CPO tersebut telah kosong. Selain itu, lampu sorot hilang serta plat mobil yang sebelumnnya BK 9115 BE diganti menjadi BK 8115 BB. Banggas berharap polisi segara mengungkap kasus pembajakan mobil tangki tersebut.

Sebelumnya, sejumlah OTK juga membajak truk pengangkut beras asal Aceh milik PT BES. “Kami jadi was- was berusaha di sini dan kami berharap polisi jangan tutup mata sebab di daerah ini banyak lokasi atau gudang penampung CPO ilegal,” tukasnya. Di tempat terpisah, Kanit Reskrim Polsekta Medan Labuhan AKP Oktavianus enggan memberikan keterangan mengenai pembajakan mobil tangki dan truk yang terjadi di wilayah hukumnya. “Itu masalah

besar dan ke Polres aja,” katanya singkat. Sedangkan Humas Polres Pelabuhan AKP Antoni Rajagukguk mengaku belum mengetahui kasus pembajakan mobil tangki tersebut. Sementara itu, informasi diperoleh Waspada di lapangan, pembajakan mobil tangki CPO dan truk yang terjadi di kawasan Mabar dilakukan kawanan penjahat secara teroganisir. Disebut-sebut, penadah CPO ilegal tersebut berinisial A dan dibeking oknum aparat. (h03)

Polisi Gerebek Home Industry Pengolahan Minyak Tanah Ilegal MEDAN (Waspada): Polsekta Medan Helvetia menggerebek sebuah rumah yang berfungsi sebagai home industry pengolahan minyak tanah ilegal di Jln. Helvetia Raya, Kelurahan Helvetia Tengah Medan, Kamis (12/5) petang. Selain menangkap tersangka PA, 52, dan polisi juga menyita barang bukti berupa sepedamotor Yamaha Jupiter BK 2204 KN, 14 jerigen minyak terdiri dari delapan jerigen sedang dalam pengolahan dan enam jerigen sudah selesai diolah serta satu karung tepung pengubah warna minyak (Bleaching Earth ® Pagoda Prime) dan lainnya. Kapolsekta Medan Helvetia Kompol Sutrisno Hady Santoso, SH, SIK, didampingi Kanit Reskrim AKP Zulkifli Harahap, SH, mengatakan kepada Waspada, terkuaknya kasus ini berkat informasi dari masyarakat. Awalnya, kata Sutrisno, beredar minyak tanah bening di kawasan Medan dan Deliserdang. Minyak tanah tersebut juga dipasok ke pabrik dan beredar di pasaran dengan harga Rp7.000 per liter. Selanjutnya, tim khusus Reskrim Polsekta Medan Helvetia dipimpin AKP Zulkifli Harahap, SH, melakukan penyelidikan dan menemukan lokasi pengolahan minyak tanah bening ilegal di wilayah hukumnya. Lalu, tim tersebut melakukan penggerebekan.

Tersangka PA ditangkap saat melakukan pengolahan minyak tanah. “Dalam kasus ini, tersangka dijerat pasal 54 UURI No.21 tahun 2001 karena mengubah minyak solar menyerupai minyak tanah dengan ancaman kurungan 6 tahun. Usai menjalani pemeriksaan, tersangka PA mengaku sudah tiga bulan membuka usaha tersebut. Proses pembuatan minyak tanah tersebut dilakukan dengan cara membeli solar di SPBU Jln. Kapten Muslim seharga Rp4.500 per liter. Kemudian solar tersebut dicampur dengan tepung

Bleaching Earth ® yang dibeli dari kawasan Jln. Sutomo seharga Rp90.000 per sak. Setelah diolah 1 x 24 jam, maka dihasilnya minyak tanah bening. Tersangka PA menjual minyak tanah bening tersebut seharga Rp5.000 per liter. Kemudian, masyarakat yang membeli minyak tanah bening tersebut kembali menjualnya seharga Rp7.000. “Saya bisa membuat minyak tanah bening saat bekerja sebagai teknisi di tambak. Pekerjaan ini dilakukan untuk membantu ekonomi keluarga,” ungkapnya. (m36)

Waspada/Ismanto Ismail

KANIT Reskrim Polsekta Medan Helvetia AKP Zulkifli Harahap, SH, bersama personelnya sedang menyaksikan tersangka PA memperagakan cara membuat minyak tanah bening, Kamis (12/ 5) sore.

Tersangka Korupsi Bina Marga Belum Juga Ditetapkan guna proses audit kerugian negara. Jika penyidik sudah mengantongi cukup bukti untuk menetapkan tersangka, maka upaya penahanan secara paksa dapat dilakukan sesuai prosedur. Tindakan korupsi itu dilakukan dengan cara mark-up anggaran dana proyek TA 2009 dari ADD (Anggaran Dana Desa) sebesar Rp279.000.000. Pada laporan proyek, satu set komputer untuk satu desa dibeli seharga Rp30 juta, tetapi hasil temuan salah satu LSM, ternyata harga satu set komputer itu hanya diberli seharga Rp16 juta, sehingga terjadi perselisihan harga Rp14 juta untuk satu komputer. Karena itu negara dirugikan Rp130.200.000. Drainase Dugaan korupsi proyek drainase di Dinas Bina Marga, Medan juga masih diselidiki. Tetapi penyidik Tipikor Poldasu belum juga menetapkan tersangkanya, dengan alasan masih memerlukan keterangan saksi ahli. AKBP Verdy Kalele mengatakan, keterangan saksi ahli dibutuhkan guna mengusut kasus itu sehingga diketahui siapa yang menyalahi peraturan. Kemudian menindaklanjuti audit

investigasi yang sudah dilakukan BPKP. Seperti diberitakan sebelumnya, proyek itu dibagi menjadi 495 paket di 21 kecamatan dengan pagu Rp38.810.760.150. Penyidik juga telah mengumpulkan sejumlah dokumen seperti fotocopy surat perjanjian kontrak, surat pengangkatan KPA, PPTK dan panitia pengadaan barang dan jasa. Penyidik juga menemukan keterlibatan sembilan perusahaan dalam pengerjaan proyek yang ditunjuk secara langsung, yatiu CV Rahmat Abadi, CV Mustika Cemerlang, CV Rifki Faldo Abadi, CV Surya Gemilang, CV Mitra Anugrah, CV Rahmat, CV Wiraspati Kencana, CV Sumber Rezeki dan UD Perdana. Sedangkan tujuh subyek yang telah diwawancarai penyidik adalah Gindo Maraganti Hasibuan (saat itu Kadis Bina Marga), Ahmad Buhari Siregar selaku kuasa pengguna anggaran, Utuh Januar Sitompul, Mardian Habibi Gultom, Suwito, Gindo Purba, ketiganya pejabat teknis kegiatan dan Eddy Zalman Saputra selaku ketua panitia penunjukkan langsung. (m27)

MEDAN (Waspada): Tim Reskrim Unit Judi Sila Polresta Medan menggerebek markas judi togel beromset jutaan rupiah di salah satu rumah Desa Selemak, Kecamatan Kutalimbaru, Deliserdang, Kamis (12/5) sore. Dalam penggerebekan tersebut, polisi sempat bergumul dengan seorang tersangka karena memberikan perlawanan saat ditangkap. Dari lokasi tersebut, polisi menangkap dua pria yang bertugas sebagai tukang rekap togel yakni tersangka Datsun Ginting, 32, pemilik rumah yang sempat bergumul dengan anggota polisi dan Dahlan Sembiring, 21, warga Desa Selemak, Kecamatan Kutalimbaru, Deliserdang. Sedangkan bandar togel tersebut berinisial FS melarikan diri. Dari tersangka disita barang bukti berupa satu kardus berisi kertas rekapan togel, belasan blok kupon togel, kalkulator, dua handphone, alat tulis, buku tafsir mimpi serta uang tunai Rp1.382.000. Kasat Reskrim Kompol Fadillah Zulkarnaen melalui Kanit Judi Sila AKP Hartono mengatakan kepada wartawan, markas judi togel di Kutalimbaru ini merupakan target operasi (TO) Pekat Toba I. “Dalam penggerebekan tersebut, polisi menggunakan pakaian preman dan diturunkan ke lokasi,” jelasnya. Untuk menangkap tersangka, lanjutnya,

seorang polisi menyaru sebagai petani datang ke lokasi judi itu menggunakan mobil pick up. “Polisi ini memakai topi dan digantungkan handuk pada lehernya seolah-olah seperti petani yang hendak membeli togel,” jelas Hartono. Kemudian, polisi yang menyaru ini masuk ke dalam rumah tersebut. Begitu melihat tiga tersangka sedang merekap nomor togel, langsung dilakukan penangkapan. ”Tersangka Datsun Ginting yang mengira polisi ini petani biasa sempat memberi perlawanan, namun berhasil dibekuk. Setelah itu, polisi berhasil menangkap tersangka Dahlan Sembiring. Namun FS selaku bandar togel tersebut melarikan diri,” jelasnya. Di Polresta Medan tersangka Datsun Ginting mengaku, judi togel di Kutalimbaru ini baru dua minggu berjalan. “Baru dua minggu berjalan dengan omset satu putaran mencapai Rp1 juta lebih,” jelas Ginting yang mengaku sehari-hari bekerja sebagai petani dan mendapat upah 15 persen dari total omset sekali putar. Ketika ditanya apakah pernah memberi setoran kepada oknum petugas, Ginting menjelaskan, tugas saya hanya merekap nomor togel. “Saya tidak tahu. Itu urusan bos,” katanya. Untuk pemeriksaan lebih lanjut kedua tersangka menjalani pemeriksaan di ruang juru periksaReskrimUnitJudiSilaPolrestaMedan. (m39)

MEDAN (Waspada): Petugas Polsek Delitua menangkap seorang wanita kurir sabu-sabu berinisial WN alias Wiwin, 26, warga Jalan Denai Gang II, Kelurahan Tegal Sari Mandala III, Kecamatan Medan Denai, dari Terminal Terpadu Amplas, Rabu (11/5) pukul 16:00. Tersangka ditangkap saat berada dalam bus hendak berangkat menuju Muara Bungo, Jambi, untuk mengantarkan narkoba tersebut. Dari tersangka disita barang bukti sabu-sabu seberat 53,73 gram yang dikemas dalam bungkusan disimpan dalam tas. Keterangan yang diperoleh menyebutkan, penangkapan tersangka berkat informasi masyarakat. Berdasarkan informasi tersebut, polisi melakukan pengintaian terhadap pelaku dan berhasil menangkap tersangka Wiwin saat berada didalam bus Terminal Terpadu Amplas. Pengakuan tersangka, sabu-sabu senilai Rp100 juta lebih itu milik seorang narapidana Lembaga Pemasyarakatan (LP) Tanjung Gusta bernama Dodo yang akan dikirim kepada pemesannya di Muara Bungo Jambi. Aksi pengiriman narkoba dalam berat yang sama

sudah tiga kali berhasil dilakukan tersangka Wiwin ke Muara Bungo. Dia sebagai kurir menerima upah sebesar Rp5 juta yang diterima setelah sabu tersebut berhasil diantarkan ke tempat pengiriman. Tersangka Wiwin mengaku mengenal Dodo melalui pacarnya bernama Iwan yang juga narapidana. Kata tersangka, peredaran sabu dari LP tersebut sangat rapi, dimana Wiwin hanya menunggu di rumahnya Jalan Denai Medan, setelah dihubungi Dodo melalui handphone lalu datang seorang pria tidak dikenal mengendarai becak bermotor mengantarkan sabu-sabu lengkap dengan tiket dan uang jalan secukupnya. Sementara itu, Kapolsek Delitua Kompol SP Sinulingga didampingi Kanit Reskrim AKP Semion Sembiring saat dikonfirmasi wartawan membenarkan penangkapan kurir sabu tersebut. “Kasus ini masih dalam penyidikan dan pengembangan,” ucap Kapolsek sembari mengatakan tersangka terancaman hukuman 20 tahun penjara. (m40)

Tiga ABG Terjaring Dari Cafe Remang-remang MEDAN (Waspada): Tiga gadis anak baru gede (ABG) terjaring petugas Polsekta Percut Seituan dari cafe L yang berlokasi di Jalan Meteorologi, Desa Percut Seituan, Kecamatan Percut Setuan, Rabu (11/5) sekira pukul 24:00. Polisi juga membawa pria etnis Tionghoa bernama Apo, 33, warga Kampungungmulia, Percut Seituan. Ketiga remaja putri berusia 17 tahun itu masing-masing berinisial Fr dan Mar [keduanya kakak beradik] serta Ak br Ht ketiganya warga Jalan Tangguk Bongkar I, Kelurahan Tegalsari Mandala II, Kecamatan Medan Denai. Informasi yang diperoleh di kepolisian, Kamis (12/5), petugas Polsekta Percut Seituan merazia lokasi cafe L di lahan garapan, Desa Laut Dendang. Saat itu, petugas menemukan ketiga remaja putri tersebut berada di cafe remang-remang bersama pria bernama Apo. Melihat ketiga ABG tersebut masih di bawah umur, petugas langsung memboyongnya ke komando bersama pria tersebut.

Usai menjalani pemeriksaan, remaja Fr dan Mar yang kakak beradik dan masih duduk di bangku SMA itu sengaja datang ke tempat tersebut untuk menunggu seorang temannya dan singgah di cafe. Ketiga remaja tersebut akhirnya dikembalikan kepada orangtuanya setelah diberi pengarahan oleh Kapolsekta Percut Seituan Kompol Maringan Simanjuntak. Maringan Simanjuntak mengimbau agar orangtua lebih serius mengawasi putra-putrinya agar tidak berkeliaran pada malam hari, apalagi sampai berada di cafe remang-remang. “Setelah diberi pencerahan dan membuat surat pernyataan, ketiga ABG tersebut dikembalikan kepada orangtuanya masing-masing,” jelasnya. Dijelaskannya, razia tersebut bertujuan untuk menekan angka tindak kriminal di wilayah Percut Seituan, apalagi banyak cafe-cafe yang menyediakan minuman keras (miras) pada malam hari sehingga rentan terjadinya tindak kriminalitas akibat pengaruh miras tersebut. (h04)

Pelaku Perusakan Komplek MMTC Bebas Berkeliaran

Mayat Orok Di Kebun Tebu MEDAN (Waspada): Warga dihebohkan penemuan mayat orok di kebun tebu Jln. Binjai Km 13,5 Desa Sei Semayang, Pasar VI, Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deliserdang, Selasa (10/5) sore. Saksi mata kepada Waspada mengatakan, pertama kali mengetahui keberadaan mayat orok itu seorang pekerja di kebun tebu yang saat itu melintas di lokasi mencium bauk tidak sedap. Dia lalu mencari sumber bauk tidak sedap itu, ternyata dari mayat sosok orok. Penemuan itu terus dilaporkannya kepada warga dan pihak berwajib. Kapolsekta Sunggal Kompol Sonny Marisi Nugroho Tampubolon, SH, SIK mendapat informasi langsung menurunkan personilnya ke lokasi penemuan melakukan penyelidikan. Kemudian, polisi mengevakuasi mayat orok itu ke RSU Haji Adam Malik. (m36)

Polisi Gerebek Markas Togel Di Kutalimbaru

Wanita Kurir Sabu Ditangkap Dari Terminal Amplas

Poldasu Selidiki Mark-Up Pengadaan Komputer Pemkab Batubara MEDAN (Waspada): “Poldasu masih mendalami kasus dugaan korupsi pengadaan komputer di 93 desa Kabupaten Batubara. Kasusnya masih dalam tahap lidik. Kita masih mendalami keterangan saksisaksi dan pengumpulan buktibukti lainnya,” kata Kasat Tipikor Ditreskrimsus Poldasu AKBP Verdy Kalele kepada wartawan, Kamis (12/5). Penyidik juga sudah memeriksa tujuh kepala desa yang menerima computer dan meminta keterangan saksi ahli dari Universitas Sumatera Utara (USU). Dalam pemeriksaan tersebut, saksi ahli menyatakan adanya ketidaksesuaian merek komputer yang dibeli dengan yang diajukan. Itu diketahui setelah dilakukan cek fisik dan wireless. “Sedangkan barang bukti yang telah didapat penyidik, berupa dokumen kuitansi pembelian. Keterangan penting lainnya dari Dinas Komunikasi dan Informasi Sumut sudah didapat guna membuktikan adanya kerugian negara,” kata Verdy seraya menambahkan, pihaknya juga berkoordinasi dengan Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP)

KANIT Judi Sila Polresta Medan AKP Hartono memperlihatkan barang bukti judi togel dihadapan kedua tersangka yang ditangkap di Kutalimbaru, Kamis (12/5) sore.

Waspada/Ismanto Ismail

MAPOLSEKTA Medan Baru kini dilengkapi fasilitas kamera pengintai (CCTV). Seperti terlihat dalam gambar, Bripka Supriadi yang bertugas di Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polsekta Medan Baru memperhatikan monitor CCTV di pos penjagaannya, Minggu (8/5) sore.

MEDAN (Waspada) : Korban perusakan ruko di Komplek MMTC Jalan Pancing Medan Estate, Percut Sei Tuan, Wong Lian dan Charles Pardede, mengaku kecewa dengan kinerja Polsek Percut Seituan, karena belum juga menangkap pelaku yang sampai kini masih bebas berkeliaran. Padahal, saat mereka mempertanyakan kelanjutan kasus perusakan yang terjadi bulan November 2010 silam itu ke Polsek Percut Sei Tuan, Senin (10/5), keterangan dari Kapolsek kasusnyai sudah P21. “Kami sangat heran mengapa pelaku yang ditengarai berinisial Sam alias Am dan Ac hingga kini belum ditangkap juga, padahal berkasnya sudah P21,” kata keduanya yang datang ke Redaksi Waspada, Kamis (12/5). Dalam keterangannya, kedua korban menyebutkan pada bulan November 2010 lalu, mereka tidak bisa membuka pintu rukonya seperti biasa. Saat itu Sam alias Am datang

menemui mereka dan mengatakan kunci ruko telah diganti dengan alasan ruko mereka dipakai untuk sarana memperbaiki rukonya. Merasa dipelakukan semena-mena oleh Sam alias Am yang menggunakan ruko milik mereka, korban mendatangi kantor pemasaran dan bertanya kepada pegawai di sana mengapa bisa terjadi hal seperti ini. Selanjutnya pegawai MMTC menghubungi kepala lapangan berinisial Ac dan mereka bersama-sama membuka ruko tersebut. “Begitu pintu dibuka, ternyata isi ruko berupa barang elektronik, kabel listrik, pipa saluran mulai lantai dasar sampai keatas semuanya hilang. Bahkan pintu belakang telah mereka ganti. Kami langsung bertanya pada Ac, siapa yang memberi wewenang padanya mengganti kunci dan pintu ruko ini. Ac bilang Sam alias Am, setelah itu kami membuat pengaduan ke Polsek Percut Sei Tuan dengan No.STPL/2474/ XI/2010 tertanggal 12 November 2010 dengan pasal 406 dan 170,” papar kedua korban. (m37)


Ekonomi & Bisnis

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

A7

Akhirnya, ‘Dagang’ Saham Di BEI Halal JAKARTA (Waspada): PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bekerja sama dengan PT Kliring Penjaminan Efek Indonesia (KPEI) dan PT Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI) meluncurkan fatwa Mekanisme Syariah Perdagangan Saham dan Indeks Saham Syariah Indonesia (ISSI) kemarin.

Waspada/Dede Basri

JEMUR TEMBAKAU

Petani tembakau di Kab. Karo mulai meraup keuntungan yang berlipat. Pasalnya harga tembakau yang dikonsumsi nande - nande (ibu -ibu) mencapai Rp100 ribu per kg dari harga sebelumnya Rp75 ribu. Seperti yang dialami sejumlah petani tembakau asal Desa Batu Karang, Kecamatan Payung, Kab. Karo. Foto direkam, Kamis (12/5)

Serikat Tani Minta Pemda Naikkan Anggaran Pertanian BALIGE (Waspada) : Kalangan petani di Kab. Toba Samosir yang tergabung dalam Serikat Tani Tobasa (STT ) meminta Pemkab Tobasa meningkatkan anggaran bidang pertanian dan merealiasikan pembangunan sesuai kebutuhan masyarakat Tobasa yang mata pencahariannya mayoritas petani. “Masyarakat Tobasa mayoritas petani. Kami tidak mau program pembangunan pertanian hanya semboyan. Pemkab harus meningkatkan

anggaran pembangunan bidang pertanian. Fungsikan Penyuluh Pertanian Lapangan (PPL). Selama ini PPL tidak pernah hadir memberikan penyuluhan,” kata mereka, Rabu (11/5). Plt Sekda Tobasa Liberty Manurung didampingi Asisten II Saibon Sirait, Kepala Dinas Pertanian, Peternakan dan Perikanan Parlindungan Simanjuntak dan Sekretaris Dinas Kehutanan dan Perkebunan Jose Pasaribu di Balai Data Lantai IV Kantor Bupati Tobasa

berjanji akan menyampaikan aspirasi ke Bupati Tobasa. Sebenarnya, kata Lyberty, Dinas Pertanian sudah melakukan terobosan mengembangkan pertanian, namun kurang didukung kemampuan keuangan daerah terbatas. Kadis Pertanian Parlindungan Simanjuntak mengemukakan, agar anggaran pembangunan bidang pertanian dinaikkan, maka Dinas Pertanian Tobasa mengharapkan masyarakat dapat memaklumi, karena besar

Pertumbuhan Ekonomi Batubara Diharap Meningkat LIMAPULUH (Waspada): Untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat khususnya di bidang perizinan serta mendorong pertumbuhan ekonomi melalui peningkatan investasi, perlu adanya sistem pemberian izin yang cepat, efisien dan terpadu Untuk kelancaran kegiatan pelayanan izin dimaksud, Bupati Batubara OK Arya Zul-

karnain menetapkan Peraturan Bupati (Perbup) nomor 14 tahun 2011 tanggal 2 Mei 2011 tentang pelimpahan kewenangan kepada Kepala Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu Kab.Batubara Dijelaskan, unit Pelayanan Perizinan Terpadu adalah bagian perangkat daerah berbentuk kantor Pelayanan Per izinan Terpadu disebut kantor Pelaya

Waspada/HM Husni Siregar

KETUA Dekranasda Deliserdang Anita Amri Tambunan di dampingi Asdiana Zainuddin memperlihatkan batik khas Deliserdang kepada Ketua Ikatan Adhyaksa Dharmakarini Kejatisu Iceu Basuni di Dekranasda Deliserdang, Rabu (11/5).

Dharmakarini Apresiasi Hasil Kerajinan DS LUBUK PAKAM (Waspada): Ke t u a I k a t a n A d h y a k s a Dharmakarini Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumatera Utara Iceu AK Basuni Masyarif terkesan dengan hasil kerajinan di Deliserdang karena cukup bervariasi dan inovatif. Ha s i l h o m e i n d u s t r y Deliserdang tersebut memiliki mutu dan kualitas cukup baik. Ini membuktikan pemberdayaan kaum perempuan di daerah ini terus bergerak sehingga akan meningkatkan pendapatan keluarga. “Saya memberi apresiasi kepada Dekranasda Deliserdang yang memiliki kepedulian tinggi terhadap perajin di daerah ini”, kata Ny Iceu dalam kunjungan ke gedung Dekranasda Deliserdang Jalan Negara Lubuk Pakam, Rabu (11/5). Menurut Iceu, hasil kerajinan Deliserdang memang sudah cukup di kenal di berbagai daerah di Indonesia, bahkan sudah sampai ke luar negeri. Karenanya dia menilai Dekranasda Deliserdang merupakan terbaik di Sumatera Utara. Pada kesempatan itu, Ketua Dekranasda Deliserdang Anita Amri Tambunan menjelaskan bentuk kerajinan dan bahan pembuatannya seperti ulos khas Deliserdang, kain tenun, mukena berbahan halus, payet,

bordir, batik Deliserdang, sepatu, sirup dan kerajinan lainnya yang seluruhnya merupakan karya kaum perempuan di desa di masing-masing kecamatan se-Deliserdang. Selain memberi berbagai bentuk bantuan berupa alat baik itu alat tenun bukan mesin dan bantuan lainnya, Dekranasda bekerjasama dengan Disperindag Deliserdang dan Dinas Koperasi dan UKM Deliserdang terus memberikan pelatihan bagi perajin. Bagi perajin pembuat makanan dan sirup juga di uruskan izin Dinkes dan label halal dari MUI. Karenanya, kita terus mem-berikan pelatihan kepada kaum perempuan di desa. Jika ada kerajinan di suatu desa yang pengerjaannya belum sempurna kita beri pelatihan lebih lanjut, jelas Anita. Setelah menerima berbagai masukan, rombongan Ikatan Adhyaksa Dharmakarini Kejaksaan Tinggi Sumut langsung membeli sejumlah hasil kerajinan Deliserdang berupa pakaian, makanan ringan dan sirup serta sejumlah produk lainnya. Bahkan, Iceu memesan 20 potong batik khas Deliserdang yang katanya untuk diberikan kepada kelompok paduan suara pada acara perpisahan Wakajatisu.(a06)

nan Perizinan Terpadu yang merupa kan gabungan dari unsur-unsur pera ngkat daerah mempunyai wewenang di bidang pelayanan perizinan Tercatat ada 23 jenis izin yang dilimpahkan antara lain IMB, IL, IUUG/HO, SIUP, TDP, TDG, Izin Trayek, Reklame, IUJK, SIUKP, IPLC, SIPA, IUI, IUP, Apotik,Rumah bersalin,praktik dokter, bidan Zulkarnain Kakan Pelayanan Perizinan Terpadu Batubara, Kamis (12/5) mengatakan, sudah mempersiapkan segala keperluan pelayanan, termasuk pengadaan 8 buah loket memudah kan pengurusan izin “Kita harapkan untuk mengurus izin jangan gunakan calo,” ujar Zulkarnain.(a12)

anggaran pembangunan di setiap instansi tidak terlepas dari kemampuan keuangan daerah. (a22)

Adapun fatwa yang diluncurkan Nomor 80 tentang Penerapan Prinsip Syariah dalam Mekanisme Perdagangan Efek Bersifat Ekuitas di Pasar Reguler Bursa Efek yang telah disahkan oleh Dewan Syariah Nasional Majelis Utama Indonesia (DSNMUI) pada 8 Maret 2011. Hal ini diungkapkan Direktur Pengembangan BEI Friderica Widyasari Dewi, kala ditemui saat Peluncuran Fatwa Mekanisme Syariah Perdagangan Saham (Fatwa DSN-MUI Nomor 80 dan Indeks Saham Syariah Indonesia, di JW Mariot, Kuningan, Jakarta, Kamis (12/5). “Dengan pengesahan fatwa tersebut, maka penyelenggaraan perdagangan efek di BEI telah memiliki dasar atau hukum fiqih yang kuat mekanisme lelang berkelanjutan (continous auction) yang dilakukan BEI

Bank Sumut Cairkan Kredit Lunak Untuk Petani SIDIKALANG (Waspada): PT Bank Sumut Cabang Sidikalang mencairkan kredit lunak tanpa agunan kepada petani. Nilai pinjaman tersebut bervariasi antara Rp 3-10 juta per keluarga. Acara dilangsungkan di Desa Sempung Polling Kecamatan Lae parira, Rabu (11/5). Puluhan warga mengikuti kegiatan serah terima kredit dimaksud. Turut hadir Camat Lae parira, Rusmida Situmorang dan Kabag Humasy Erika Hasugian. Nurdin Lubis, Pimpinan PT Bank Sumut Cabang Sidikalang mengatakan, permintaan terhadap fasilitas kredit relatif banyak. Namun, beberapa diantaranya tidak dapat diakomodir dengan berbagai alasan. Semisal, berstatus pegawai negeri sipil dan mempunyai pinjaman lain di bank. Keterbukaan lembaga itu merupakan wujud komitmen manajemen mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat dan sinergisme dengan pemerintah daerah. KRA Johnny Sitohang Adinegoro berpendapat, petani sesungguhnya punya kemauan tinggi untuk mengubah hidup.

Namun kegagalan susah dilepas karena berbagai kendala. Di antaranya, tanaman dibudidayakan banyak berasal dari bibit liar. Alhasil, investasi tidak memberi untung setimpal. Relevan dengan itu, permodalan kerap menjadi problema. Ketika petani hendak memupuk, keluarga tidak punya uang cukup untuk membeli pupuk dan pestisida. Konsekwensinya, produktivitas merosot. Untuk mengatasi masalah modal, kredit tanpa agunan dipandang sebagai solusi. Jika bank memaksa nasabah harus punya sertifikat maka sampai kapanpun pertanian tidak bangkit sebab rakyat tidak punya dokumen. Jangankan kaum marginal, pegawai pun banyak tanpa sertifikat. Bahkan, bila mengacu pada aturan baku, sangat tidak mungkin penyewa ladang dapat pinjaman. Dia menginstruksikan, camat dan seluruh perangkat pemerintahan harus melakukan pendampingan dan monitor agar kredit dipakai tepat sasaran. Terkait stabilitas harga, diutarakan, PD Pasar ditugaskan menampung hasil panen kala harga anjlok.(a20)

Warga Minta Mandala Dijadikan Lokasi Peternakan MEDAN (Waspada): Warga Perumnas Mandala yang tinggal di Jalan Tangguk Bongkar IV sampai VIII masih berharap agar daerah mereka bisa dijadikan lokasi peternakan kaki empat. Hal itu disampaikan mereka saat bertatap muka dengan anggota DPRD Sumut Ir Washington Pane dari Dapem 1 Medan, yang sedang mengadakan reses ke daerah itu, Rabu (11/ 5). “Tanpa bermaksud tidak patuh dengan peraturan terkait ternak kaki empat di Kota Medan, kami masih berharap agar daerah kami ini dijadikan saja lokasi peternakan. Itu kalau upaya relokasi tidak bisa menemui titik temu antara kepentingan peternak dan Pemko Medan,” kata M Purba, salah seorang warga di sana. “Alangkah baiknya bila DPRD Sumut bisa memfasilitasi masalah ternak di Mandala ini, sehingga apa pun keputusannya, apakah relokasi, bisa diterima warga dengan baik,” sambung warga lainnya bermarga Sitanggang. Dalam pertemuan yang dimoderatori tokoh warga setempat, Jumian Situmorang, kebanyakan aspirasi yang masuk adalah soal ternak. Bahkan seorang gadis dengan berurai air mata mengatakan, dirinya dan teman-temannya yang lain bisa hidup dan bersekolah, adalah karena hasil dari peternakan. “Untuk itulah kami berharap, dengan kedatangan Pak Washington Pane ke daerah kami ini, masalah ternak ini jadi perhatian DPRD Sumut,” timpal seorang ibu bermarga Gultom. Selain masalah ternak,

berbagai persoalan juga mencuat, antara lain, masalah status kepemilikan tanah di daerah pinggiran Perumnas Mandala, jamkesmas, maupun pembagian raskin, oleh sebagian warga dirasa aneh karena disangkutpautkan dengan pembayaran PBB. “Padahal penerima raskin adalah orang miskin yang tentu saja tidak punya rumah, alias hanya bisa menyewa. Lalu apa relevansinya kalau raskin jadi terkait dengan PBB?” tanya warga bermarga Simangunsong. Tokoh agama setempat, Gr T Bancin juga merasa heran, kenapa di daerahnya bertugas tersebut tidak ada bak sampah, lampu jalan sering padam, dan lainnya. Sedangkan Jumian Situmorang menambahkan, masalah drainase menjadi persoalan pelik di daerah itu, karena tidak ada kesepahaman antara warga Tangguk Bongkar dengan yang di luarnya. “Kami harap wakil kami di DPRD Sumut bisa memperhatikan masalah ini, sehingga drainase dari daerah kami tidak seenaknya lagi ditutup oleh orang-orang luar,” katanya. Tidak ketinggalan pula masalah pembayaran rekening listrik dan air, turut disampaikan kepada Washington Pane. “Tolong Pak, supaya disampaikan kepada pihak terkait, kenapa pembayaran listrik dan air kami sangat fluktuatif. Kadang hanya Rp6 ribu perbulan, tapi bisa juga sampai Rp300 ribu. Padahal pemakaiankami tidak berbeda jauh setiap bulannya,” kata warga lain. Menanggapi berbagai aspi-

rasi itu, Washington Pane mengatakan, dirinya sudah mencatat semua permasalahan yang disampaikan itu. “Memang secara khusus saya ingin bertemu warga di sini, karena mendengar ada banyak persoalan di sini,” kata Sekretaris Tim Reses Dapem 1 DPRD Sumut itu. Soal ternak, dikatakannya, itu memang menyangkut soal kehidupan. “Memang kota harus maju dengan pembangunan. Tapi kita juga harus hidup layak untuk bisa menikmati hasil pembangunan itu, karena pembangunan adalah untuk seluruh rakyat, bukan untuk sekelompok orang. Jadi, kalaupun harus relokasi, harus mengadopsi kepentingan Pemko Medan dan peternak. Artinya, dalam penegakan peraturan itu, hendaknya kepentingan peternak dalam menjaga kelangsungan hidup usaha ternaknya tetap diperhatikan,” sambung anggota Komisi B DPRD Sumut itu. Sedangkan soal sampah, drainase, jamkesmas, raskin, dan lainnya, kata Washington Pane, akan dipertanyakannya langsung ke camat setempat, serta soal status tanah ke BPN Sumut. (rel/m14)

Friderica Widyasari Dewi

dalam transaksi efek bersifat ekuitas di pasar reguler telah sesuai dengan prinsip syariah,” jelasnya. Sekadar informasi, dalam rangkaian acara ini juga dilaksanakan penandatangan perjanjian kerja sama antara BEI dengan MUI terkait kerja sama Pengembangan Pasar Modal Syariah di Indonesia dan Seminar Pasar Modal Syariah dengan pembicara financial planner, Prita Hapsari Ghozie, Direktur Pengembangan BEI Friderica Widyasari Dewi, dan pakar ekonomi Islam Adiwarman Karim. Dengan telah diluncurkannya Fatwa Nomor 80 tentang Mekanisme Syariah Perdagangan Saham dan Indeks Saham Syariah di Pasar Modal, diharapkan pada akhirnya akan meningkatkan jumlah investor domestik di pasar modal Indo-

nesia.

BI rate Sementara Bank Indonesia mempertahankan BI Rate di level 6,75 persen. Level ini diperkirakan akan berubah pertengahan tahun. Menurut Chieft Economist Bank Mandiri Destry Damayanti, BI Rate akan naik pada pertengahan tahun. Alasannya, trend pergerakan inflasi inti terus meningkat. “Angka kemarin 4,6 persen dan sudah hampir mendekati ambang batas BI. Namun dari statement-statement BI selama ini kami peroleh BI sebenarnya khawatir kalau inflasi inti menembus 5 persen,” ujarnya di Plaza Mandiri, Jakarta, Kamis (12/5). Kenaikan inflasi inti ini disebabkan oleh peningkatan aktifitas ekonomi saat ini sedang terjadi. Kenaikan aktifitas eko-

nomi ditunjukkan dengan pertumbuhan kredit pada bulan April 2011 sebesar 24 persen sementara Dana Pihak Ketiga (DPK) tumbuh sebesar 17 persen. “Bahkan pada bulan Maret, DPK mencapai angka 25 persen,” katanya. Tidak hanya itu, kenaikan ini didukung pula oleh beratnya beban pemerintah menanggung subsidi minyak. “Kalau harga minyak (saat ini) mencapai 110 dolar AS per barel artinya ada deviasi 30 dolar AS dari asumsi pemerintah yang 80 dolar AS per barel, berarti itu akan meningkatkan anggaran defisit,” ungkapnya. Tar ik ulur keputusan pemerintah terkait pembatasan Bahan Bakar Minyak (BBM) ditengarai juga menjadi faktor penyebab kenaikan. Anggaran yang ditetapkan pemerintah untuk subsidi BBM sebesar 38,5 juta dolar AS apabila tidak ada pembatasan BBM maka diperkirakan akan meningkat menjadi 42 juta dolar AS. “Berarti ada penambahan subsidi yang di cover pemerintah,” katanya. Hal demikian menjadikan alasan perkiraan pemerintah akan menaikan suku bunga di tengah tahun nanti. “Kalau pemerintah tidak menaikan suku bunga, berpengaruh pada defisit anggaran naik atau pengeluaran dipotong, tapi kondisi seperti saat ini, merupakan suatu pertaruhan,” tutupnya.(vvn)

2011, Investasi Dunia Capai 1,5 Triliun Dolar AS J A K A RTA ( Wa s p a d a ) : Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mengungkapkan, berdasarkan data United Nations Conference on Trade and Development, tren investasi dunia sejak 2009 terus meningkat dan diperkirakan berlanjut hingga tahun 2012. Menurut Kepala BKPM, Gita Wirjawan, pada 2009 arus investasi dunia hanya sekitar 1,1 triliun dolar AS tapi tahun ini diprediksi meningkat 1,3 hingga 1,5 trilliun dolar AS. “Perkembangan tren investasi dunia sangat prospektif,” ujarnya dalam keterangannya yang di Jakarta, Rabu (11/5) malam. Bahkan, dia menambahkan, jika UNCTAD memperkirakan ada kenaikan lebih dari 20

persen dari 2009 ke 2011 menjadi 1,5 trilliun dolar AS, Economist Intelligent Unit malah memprediksi akan kenaikannya hingga 1,6 triliun dolar AS. Gita menuturkan, bila melihat tren perkembangan investasi dunia meningkat, hal ini merupakan potensi besar bagi Indonesia untuk berlomba mendapatkan investasi jangka panjang prospektif. “Indonesia harus aktif mengambil peluang yang ada, sehingga Indonesia bisa mendapatkan investasi jangka panjang menguntungkan bagi perekonomian nasional,” kata dia. Untuk itu, dia melanjutkan, dalam rangka rebranding Indonesia sebagai negara tujuan investasi yang prospektif, BKPM

terus berupaya mempromosikan Indonesia di dunia internasional. Kali ini, BKPM berpartisipasi dalam acara Annual Investment Meeting (AIM) 2011 diadakan Kementerian Perdagangan Internasional Uni Emirat Arab pada tanggal 10–12 Mei 2011 Tujuan jangka panjang dari AIM, kata Gita, adalah untuk mengkatalisasi proses pemulihan perekonomian global, serta untuk memastikan arus investasi dinamis antara investor potensial dengan kesempatan dan tujuan investasi prospektif. Kegiatan AIM akan mempertemukan insitusi-institusi penanaman modal di dunia, perusahaan–perusahaan terkemuka di dunia dan para pejabat pemerintah. (vvn)

Gaji Karyawan Di Bawah Rp2,6 Juta Tak Kena PPh JAKARTA (Waspada): Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi Muhaimin Iskandar saat ini tengah membahas kemungkinan tidak dikenakannya pajak penghasilan (PPh) untuk karyawan gajinya di bawah Rp2,6 juta per bulan. “Kita sedang mengodok pajak penghasilan buruh ini Rp1,3 juta tidak kena pajak. Nah ke depan kita naikkan lagi, berjuang dengan Menkeu supaya dua kali lipat jadi Rp2,6 juta,” kata Muhaimin di Komplek

Istana Presiden, Jakarta, kemarin. Dia menyebutkan pendapatan Rp2,6 juta ini adalah pendapatan dihitung berdasarkan take home pay. “Ya itu harus take home pay per bulan dipenghasilan tidak kena pajak, ini naik supaya tidak memberatkan buruh ini memang kita lagi terus menyakinkan dirjen pajak supaya lost potensial pajaknya tidak terlalu terbebani lah,” jawabnya. Ketika disinggung apakah

Penghasilan Tidak Kena Pajak (PTKP) akan mengubah UU, semua tergantung aturannya. “Ada yang sifatnya UU, ada yang cukupnya peraturan menkeu,” imbuhnya. Cak Imin, begitu sapaan akrabnya, mengaku saat ini tengah melakukan sosialisasi dengan kalangan usaha. “Kalau pengusaha soal PTKP tidak masalah, pemerintah yang rugi. Tapi belum mendapat persetujuan dari dirjen pajak masih negosiasi sampai berapa. (okz)

Waspada/Surya Efendi

NOKIA LIFE TOOLS: Market Product Manager Nokia Indonesia, Irwan Hermawan (tengah) bersama dua model memamerkan Nokia 3G terbaru seri C2-01 yang terjangkau dengan harga ritel Rp899.000 dilengkapi fitur Nokia Life Tools terlengkap seperti layanan pendidikan, pertanian, hiburan dan kesehatan. Layanan Nokia Life Tools berlangganan Rp1.000 per hari yang membantu warga mendapatkan informasi melalui sms ini hanya ada di Indonesia, India, Cina dan Nigeria.

Harga Emas Di Medan Jenis

Kadar

Harga

London Murni

99%

Rp414.000

London

97%

Rp402.000

24 Karat

90 s/d 93%

Rp375.000

Emas Putih

75 %

22 Karat

70%

Rp310.000

Suasa

20 s/d 35%

Rp210.000

Valuta Asing Di Medan

Rp330.000 (m38)

Mata Uang

Jual

Beli

Dolar AS Dolar Australia Franc Swiss Poundsterling Inggris Dolar Hongkong Yen Jepang Dolar Singapura Euro Ringgit Malaysia

8.553 9.380 8.620 14.068 1.169 105,05 7.000 12.670 2.870

8.533 9.330 8.454 13.783 1.148 104,40 6.970 12.630 2.800


Opini

A8 TAJUK RENCANA

Meresahkan Umat, MUI Fatwakan Haram Menag Malah Puji Al-Zaytun

S

ejak lama Majelis Ulama Indonesia (MUI) Pusat melakukan penelitian atas sistem pembelajaran di Pesantren Supermodern Al-Zaytun, Indramayu, Jawa Barat dan sepak terjang Negara Islam Indonesia (NII). MUI secara tegas memberi stempel haram kepada Al-Zaytun dan NII karena termasuk dalam kategori makar dan disinyalir melenceng dari ajaran Islam. MUI pun meminta warga untuk mewaspadai gerakan ini agar tidak menjadi masalah besar di kemudian hari. Sebaliknya, pemerintah kelihatannya tidak begitu antusias melakukan pengusutan, sekalipun media massa secara gencar sudah memberitakan adanya kaitan NII dengan Al-Zaytun, termasuk banyak kasus ‘’cuci otak’’ dialami kalangan generasi muda yang dipaksa untuk mencari dana, termasuk mengafirkan orang tuanya untuk diserahkan kepada pimpinan NII dan selanjutnya disetor kepada Panji Gumilang sebagai pimpinan Pesantren Al-Zaytun. Wajar saja kalau pembangunan Ponpes maju pesat di atas lahan lebih 1000 hektare, berdiri sejumlah bangunan bertingkat berikut fasilitas belajar, ibadah, olahraga, perkebunan, perikanan, pertanian, peternakan dll. Kalau sejumlah Ormas Islam, seperti halnya Hizbut Tahrir Indonesia (HTI) menyatakan gerakan Negara Islam Indonesia (NII) Komandemen Wilayah (KW) 9 menyimpang, sesat, dan hanya menguatkan ketakutan pada Islam (Islamofobia), semestinya pemerintah tanggap menindaklanjutinya. Sungguh meresahkan umat Islam, jika Suryadharma Ali menilai Pesantren Al-Zaytun adalan pesantren terbaik di Indonesia. Al-Zaytun di mata Menteri memiliki sistem yang memadukan pendidikan dengan kenyataan hidup. Suryadharma pun obral pujian. Bahkan menyudutkan komunitas pendidikan lain yang selama ini banyak tempat pendidikan yang lepas dari kenyataan sosial. Pidato Menag Suryadharma Ali di hadapan Panji Gumilang dan ratusan santri Ponpes Al-Zaytun kemarin membuat bingung masyarakat, khususnya umat Islam. Jangan-jangan pemerintah ingin Ulama dan umara perlu melindungi tokoh-tokoh di Ponpes itu, atau serius menyelamatkan orang-orang yang mendukung keberadaan dan NII, karena puluhan bahkan Ponpes Al-Zaytun berda- Al-Zaytun ratusan tokoh di negeri ini sudah pernah sarkan kemasalahatan mengunjungi Ponpes ini, termasuk petinggi umat dengan cara mem- negara di masa lalu, seperti Presiden BJ Habibie. Setelah belang Panji Gumilang benahi kurikulum dan ma- terbuka, baru BJ Habibie sadar sudah dimanfaatkan Al-Zaytun. najemennya Memang menilai sesuatu itu baik (positif) atau buruk (negatif) memerlukan waktu. Tidak bisa hanya sekali datang, cakap-cakap sebentar, tapi harus menyeluruh sehingga dukungan yang diberikan tidak salah dan dimanfaatkan orang lain. Kepada Menag pun kita harapkan tidak menjual murah (obral) dukungan pada Ponpes Al-Zaytun sebelum mengkajinya secara komprehensif, karena kedatangan Menag sepertinya sudah disetting secara khusus dengan penyambutan luar biasa, termasuk menyanyikan lagu-lagu perjuangan dan kebangsaan segala. Hemat kita, perbedaan atau dalisme penilaian dari kalangan ulama dan umara (pejabat pemerintah) terhadap Al-Zaytun dan NII, sepertinya tidak kompak dalam menyikapinya, pastilah membuat umat Islam menjadi bingung. Siapa yang benar? Tidak mungkin keduanya benar. Sebab menurut Al-Quran antara yang benar dan yang salah, hitam-putih, halal-haram sudah jelas. Tak pelak lagi, Ponpes Al-Zaytun belakangan ini kerap menjadi buah bibir di kalangan masyarakat dan menarik perhatian media massa karena fasilitsnya luar bisa lengkap, namun banyaknya ekses yang ditimbulkannya, termasuk keirian, plus banyaknya kepentingan para petinggi negara pernah berkunjung ke sana. Apalagi pesantren tersebut dituding memiliki keterkaitan dengan gerakan NII yang jelas-jelas ingin melakukan makar. Dari penelusuran pihak terkait diketahui kalau aliran dana dari NII ke Al-Zaytun merupakan fakta yang tidak bisa dibantahkan lagi. Selain itu beberapa pengurus Yayasan Al-Zaytun juga merupakan tokoh NII terutama pada figur Panji Gumilang, tokoh sentral dalam pembangunan Ponpes kontroversial itu. Panji pun sukses melibatkan banyak tokoh pendidikan, agama, politik, pengusaha, dan pemerintah pusat dan daerah dalam mengelola bisnis Ponpesnya yang unik itu. Dari hasil penelitian MUI dan temuan lapangan sudah semestinya pemerintah tegas terhadap manuver pimpinan Ponpes Al Zaytun Panji Gumilang Cs. Jangan melihatnya dari luar saja. Perlu diperiksa keterlibatan mereka. Namun begitu, kalaupun nanti ditemukan benang merah keterlibatan Al-Zaytun dengan NII, pemerintah perlu membenahi dan menyelamatkan Ponpes karena merupakan aset umat Islam. Yang salah dari kurikulum dan manajemennya dibenahi, tapi jangan sampai ditutup. Kalaupun ada penafsiran ayat Al-Quran yang menyimpang dan mengafirkan kelompok di luar mereka, kewajiban ulama menuntun mereka ke jalan yang benar. Artinya, lakukan persuasif sehingga tercapai‘’win-win solution’’.+

APA KOMENTAR ANDA SMS 081265134674

Faks 061 4510025

Email komentar@waspada.co.id

+6281990506002 Yth, bapak Walikota Tebing Tinggi dan bapak Kapolresta, kenapa harus pelajar dan pedagang saja yang kena rajia, PNS2 itu jang harus di rajia karena sering mangkir di waktu jam dinas,terutama di areal TC Jalan Rumah Sakit Umum, d i warung2 kopi. .Mohon di tindak.Tks perhatianya. +6283188008740 Ada 10 golongan teman Iblis : 1. hakim yang tidak adil 2. orang kaya yang sombong 3. pedagang yang khianat 4. orang pemabuk 5. orang yang memutuskan tali persaudaraan 6. pemilik harta riba’ 7. pemakan harta anak yatim 8. orang yang salalu lengah dalam mengerjakan shalat/sering meninggalkan shalat 9. orang yang enggan memberikan zakat 10. orang yang selalu berangan2 dan khayal dengan tidak ada faedah +6281375284628 Terminal belum buka, masih tutup. RESTERIBUSI sudah dikutip. Bagaimana itu Pak KAter Lb. PAKAM. +6281362402708 Sebagai warga Medan, saya sangat setuju & pas betul keputusan PSSI menolak Stadion Teladan “Base Camp nya PSMS” tidak jadi tempat final Putaran 8 besar Divisi Utama, karena saya malu bila tim tamu yang datang melihat lapangan rumputnya jelek & yang lebih malu lagi dengan kondisi toilet/kamar tempat buang air kecil di tribun tertutup yang jorok & tak berlampu. Sebaiknya memang tim Ayam Kinantan PSMS Medan main diluar kandang saja, jadi nggak malu-maluin warga Medan. +6285296683855 Kepada Yth; Bapak ketua DPRD SUMUT kenapa dibiarkan ada pihak yang membongkar MESJID. Janganlah karena kepentingan seseorang untuk dunia, rumah ibadah (Allah) dirobohkan. Menurut saya tindakkan ini sama dengan perbuatan ISRAEL yang menghancurkan Masjidil AL AQSHA. +6285760603633 Tirtanadi yang permai (PDAM TIRTANADI), AIR MU KERUH DAN KOTOR DEBIT AIR MU KECIL. Bagaimana pelayananmu, ganti Komisaris, ganti Direksi, pelayananmu tambah buruk. Angan2mu hanya ingin menaikkan harga kepada pelanggan saja. Kalo seperti itu ORANG BODOH pun bisa jadi direktur. Wassm Wiro S. +628126339943 Mohon kepada redaktur harian Waspada agar jangan beri kan jawaban pada hari yang sama untuk problem catur, TTS dan sudoku, kami yang bodoh ini biar berpikir dulu.

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Kajian Negara Islam Indonesia Oleh Shohibul Anshor Siregar

bukan Negara Islam sebagaimana dimaksudkan Piagam Jakarta 22 Juni 1945 itu.

Jika di Pemilu 1955 persaingan kaum nasionalis dan Islam akhirnya menjadi keuntungan besar baki PKI— maka pertanyaan serupa wajib diajukan sekarang

Never ending task BagaimanaperjuanganIndonesiabisa tiba pada sebuah upaya pendirian Negara Islam? Mengikuti para analis terdahulu seperti Harry J Benda, MC. Ricklefs (1995) dengan lugas memaparkan bahwa kekokohan Islam dalam pengamalan kehidupan sehari-hari bahkan di wilayah terluas Indonesia tidak akan mengenal kata perampungan yang tercatat diawali dengan aktivitas ekonomi para saudagar pendatang yang beragama Islam. Ini berbeda dengan proses agama tertentu lainnya yangmasukkeIndonesiadenganrumusan strategi oleh badan-badan yang kuat (secara politik dan ekonomi) di Barat. Islam di Indonesia tidak hadir sebagai buah karya badan-badan seperti Rabithah Alam Islamy (Badan Dunia Islam) atau organisasi dakwah terencana. Belakangan memangadainteraksiyangseriusdiantara para pejuang kemer-dekaan Islam di berbagai benua melalui berbagai kesempatan yang dipicu oleh salah satu kewajiban imperatif hukumIslam(hajj)yangmenyebabkanmerekamampuberbicaratentang nasib dan per-juangan masing-masing untuk keluar dari belenggu penjajahan. Kita bisa menyebut pengaruh-pengaruh serius dari perjuang-an dan kewibawaan tokoh-tokoh kaliber internasional seperti Muhammad Rasyid Ridha, Djamaluddin Al-Afghani dan lain-lain yang kemudian menjadi inspirasi yang kuat terhadap pendirian organisasi-or-ganisasi Islam. Daripenelusuraniniakhirnyadengan mudah dapat dilakukan pemilahan organisasi-organisasi Islam yang lahir sebagai bentuk perlawanan terhadap penjajahan dan yang terus berjuang hingga mencari format yang jelas dalam mengisi kemerdekaan dengan organisasi-Islam yang lahir pasca kemerdekaan, tak terkecuali di bidang politik praktis. Begitupun metamorfosis di antara organisasi itu tidak mungkin tak dapat dikenali dalam kaitannya dengan usaha memperebutkan sistim-sistim sumber yang ada, melebihi perbedaan ijtihadi (kajian) pemahaman IslamdengansumbertunggalAlqurandan Sunnatullah.

O

rangmungkinakanselalulebih mengenangSMKartosoewirjo ketikaberbicaratentangNegara Islam Indonesia (NII). Padahaliahanyalahsatudiantarapemimpin paling kontroversial tentang hal ini (ide peng-Islaman negara). Lagi pula aroma persaingan dengan combatting end (berakhir dengan perang) memang ada di tangannya. Selama bertahun-tahun ia bergerilya sebelum dipatahkan oleh unsur palingelittentaraIndonesia,itupunsetelah frustrasi berkepanjangan. Jangan sebut-sebut Al-Zaitun dan Panji Gumilang, karena kedua nama itu hanya lebih cocok dikategorikan bagian terpenting pengaburan studi perjuangan pengIslaman Indonesia. Dengan analisis faktor persaingan elit kontemporer dalam memperebutkan kekuasaan politik dan pemerintahan, kedua nama itupun tak pelak lagi hanyalah “sampah bikinan” orang-orang liar belaka. Indonesia terutama umat Islam Indonesia harus segera menyadari itu dan tidak perlu pusing. Dengan mencoba memahami sepak terjang seorang analis berkebangsaan Australia Sidney Jones, begitupun“kicaukicau” dramatis dari orang seperti Nasir Abbas, Al-Chaedar dan apalagi dengan menghubung-hubungkannya dengan siapa saja yang pernah dan akan menjadi target-target buruan terpenting termasuk “nama-nama besar” yang disebut-sebut sebagai orang Alqaeda, Jemaah Islamiyah, Negara Islam Indonesia dan segenap pernak-pernik yang menyesatkan analisis termasuk Al-Zaitun dan Panji Gumilang, maka Indonesia tidak akan pernah tiba pada sebuah konstruksi fakta-fakta yang benar. Akan halnya Abu Bakar Ba’asyir tampaknya adalah sebuah pengecualian terpenting yang dimiliki Indonesia saat ini, yang sudah barang tentu dengan mengikuti proses politik dan persidangan terhadapnya juga tidak akan memberi pengertian yang jelas bagi orang yang berminat terhadap kajian ini. BPUPKI Gagasan Indonesia sebagai Negara Islam atau setidaknya dengan kewajiban

menjalankansyari’at(hukum)Islamsecara terbatas hanya bagi pemeluknya sebagaimana ditegaskan Piagam Jakarta—adalah sebuahentrypoint(awal)kajianyangbenar dan tidak ada duanya dalam kaitan pemikiran dan perjuangan kelompok-kelompokdalammendirikanNII—dengansegala macam variasi bentuk dan manifestasinya. Adalah dengan dibentuknya Badan PenyelidikUsaha-usahaPersiapanKemerdekaanIndonesia(BPUPKI)tanggal9April 1945 yang beranggotakan 45 orang itu adu argumententangbentuknegaradansegala proyeksi tentang masa depan bangsa ini dapat ditelaah dengan benar. Badan yang relatif besar dan dengan persebaran anggota (nusantara) ini kemudian menjadi amat masuk akal diperlukannya pembentukan sebuah badan kecil—yangbelakanganlebihdikenaldengan sebutan Panitia Sembilan beranggotakan MoehammadHatta,MoehammadYamin, Ahmad Soebardjo, Maramis, Soekarno, Abdul Kahhar Muzakkir (Bukan Abdul Kahhar Muzakkar), Wachid Hasjim, Abi Koesno Tjokrosoejoso, dan Hadji Agoes Salim. Memang dalam salah satu produknya (Piagam Djakarta 22 juni 1945) disebut dengan jelas“maka disoesoenlah kemerdekaan bangsa Indonesia di dalam soeatoe hoekum dasar Negara Indonesia,jangterbentukdalamsoeatusoesoenan Negera Republik Indonesia, jang berkedaoelatan Rakjat dengan berdasarkan ketoehanan Jang Maha Esa dengan kewadjiban mendjalankan sjari’at Islam bagi pemeluk-pemeluknja…” Tetapi kemudian amat dirasakan keniscayaan adaptasi dan akomodasi untuksuatuinklusivitasyangmerangkumkansecarautuhIndonesiadengansegenap keberadaannya. Sehingga kekentaraan keIslamansecarakonstitusionalIndonesia direduksi tanpa basa-basi. Akan banyak orang memiliki argumen mempertanyakan aspek keabsahan pengambilan keputusan bersifat reduksional (Islam) ini. Tetapi harus dinyatakan mainstream yang kemudian diikuti legitimasi dan artikulasi serta implementasi politik dan pemerintahan nyata-nyata menunjukkan penerimaan (acceptance) Indonesia sebagai

Keabadian persaingan Catatan sejarah Indonesia menunjukkan usaha mendirikan NII dan usaha membumikan syariat Islam berlangsung melalui dua bentuk perjuangan, yakni secarakonstitusionaldanin-konstitusional.

Bentuk pertama yang mencapai puncaknyapadaforumKonstituantemeskisecara de facto dan de jure dapat dinyatakan telah berakhir, namun upaya serupa dapat diidentifikasi melalui perjuangan yang lebih soft. PembumiansyariatIslamdenganperjuangan aturan-aturan yang menempatkan rujukan syari’ah di berbagai daerah pasca reformasi tampaknya adalah langkah yang lebih bersifat reduksionis dan penuh pemahaman atas fakta-fakta tentang rumitnya menentukan pilihan di antara Islamic Society idea atau Islamic State idea. Persaingan di antara kelompok Islam malah lebih mudah dikenali ketimbang kerjasama, baik di arena politik praktis maupun di luarnya. Kita tidak hanya bisa menunjukkan usaha-usahaPKSuntukmemperjuangkan syariat melalui peraturan daerah. Tetapi bentuk-bentuk kerjasama yang gagal antaraMuhammadiyahdanNUketikamerumuskan memorandum of understanding tentang pemberantasan korupsi saat dipimpin oleh Ahmad Syafi’i Ma’arif dan Hasyim Muzadi adalah bagian terpenting yang mewartakan bagaimana obsesi mewujudkan pembumian syari’at Islam dalam dua arena yang selalu sulit. Argumen politik tentang perjuangan mutakhir dalam kawasan gerakan inkonstitusional sejak berakhirnya gerakan Darul Islam/Tentara Islam Indone-sia (DI/TII) yang mengharuskan kita mempelajari siapaTgkH.DaoedBeureueh,SM.Kartosoewirjo, Amir Fatah, Abdul Kah-har Muzakkar, dan Ibnu Hajar tentu tidak selalu dapat dilihatsecarahitamputih(blackandwhite). Terutama jika harus menghubungkannya dengan gerakan-gerakan kontemporer yang diklaim serupa. Jika pada awal pasca kemerdekaan Indonesia hingga Pemilu 1955 persaingan antara--yangharuskitasebutdenganberat hati dengan kaum nasionalis dan kaum Islam—yang akhirnya menjadi keuntungan besar baki PKI—maka pertanyaan serupawajibdiajukansekarang,siapayang akan diuntungkan jika PKI secara de facto telah tak berwujud?Waspadailah negaranegara kapitalis yang ingin kejayaan dengan pola dan bentuk yang mungkin kitabelumsempatmempelajarinyasecara cermat karena selalu sibuk mempersoalkanbetapamiskinnyanegeriiniditengah kekayaan melimpah dan korupsi yang membuat dunia terperangah. Penulis adalah Dosen Sosiologi Politik FISIP UMSU, Koordinator Umum ‘nBASIS

Air Zamzam (Tanda) Kebesaran Allah Oleh Sofyan Harahap Allah SWT yang menciptakan zamzam sebagai pertanda kebesaran-Nya, Dia juga yang akan menjaganya sampai akhir dunia. Itu yang perlu diyakini oleh umat Islam sejak dulu sampai sekarang

A

khir Desember 2007 saya dan istri pulang dari tanah suci MakkahMadinah,ArabSaudi, menunaikan ibadah haji, rukun Islam kelima. Oleh-oleh yang paling dicari oleh sanak-saudara dan jirantetanggayangsudahlamamenunggu di rumah adalah air ‘barokah’ zamzam yang cita rasanya khas. Saya beruntung dapat membawa satu galon besar berisi air zamzam yang saya isi secara mencicil saat shalat di Masjidil Haram sehingga semua yang datang ke rumah dapat merasakan nikmatnya minum air yang sangat berkhasiat sesuai niat orang yang meminumnya. Air zamzam inipulayang‘’mencuci’’hatiNabiMuhammad SAW ketika melakukan perjalanan malam (Isra’ Mikraj) ke langit ke tujuh, sidratul muntaha. Memang tidak mudah mengumpulkanairzamzamdalamjumlahgalonbesar. Sejumlah jamaah haji yang mencoba mengambil air zamzam dalam jumlah banyak, pakai galon ukuran 20 liter atau lebih, pasti diusir petugas yang berjaga di dalam dan luar masjid—rumah Allah SWT— termasyhurdiduniaitu.Agakjauhdarimasjid memang disediakan kran zamzam, namun jamaah harus antre, bergiliran, sehingga memerlukan waktu berjam-jam. Mau mudah? Bisa, dengan cara membeli dari calo zamzam di sana. Harganya (kalau saya tidak salah ingat) bisa mencapai 25 riyal, lengkap dengan jerigen dan tutupnya (segel). Oleh karena itu, saya dan sejumlah temantergabungdalamKloter-IVmengupayakan cara lain, sistem menabung zamzam. Menggunakan 1-2 botol minuman plastik ukuran kecil untuk diisi zamzam dan dibawa pulang ketika pulang shalat, lalu dikumpulkan dalam jerigen besar di dalam hotel/penginapan. Hasilnya, dalam belasan hari jerigen sudah berisi penuh, bahkan dapat digunakan untuk keperluan cuci muka dan berwuduk. Ketika hendak pulang ke tanah air, muncul peringatan dari petugas penerbangan, tidak dibenarkan membawa air zamzam dalam kabin pesawat, kecuali dalam jumlah 10 liter yang sudah disediakan pemerintah Arab Saudi. Larangan itu membuat jamaah resah. Banyak yang menurut sehingga pulang tanpa membawa zamzam, tapi banyak yang nekat membawanya sampai ke bandara. Jadi, untunguntungan saja. Kalau toh dilarang, ya apa boleh buat. Yang penting sudah diusahakan. Ternyata,petugasbandaramembolehkan, sehingga jamaah yang tidak membawa air zamzam, merasa kesal juga. Saya termasuk yang beruntung. Namun belakangan ini, aturan berupa larangan membawa zamzam semakin ketat. Bahkan jumlah barang dan berat barang bawaan jamaah pun semakin dibatasi. Sehingga banyak jamaah terpaksa menggunakan

kargo atau jasa pengiriman barang untuk mengirim air zamzam maupun barangbarangnya yang lain (oleh-oleh). Sejarah air zamzam Sumur zamzam lokasinya dekat rumah Allah SWT (Kabah) dalam Masjidil Haram namun kini sudah dikurung sehingga tidak sembarang orang dapat masuk melihat sumur aslinya. Saya mencatat dalam sejumlah literatur bahwa Imam Bukhori meriwayatkan di dalam kitab shohihnya seputar sumber air zamzam. Ketika Nabi Ibrahim as dan istrinya Siti Hajar serta bayinya Ismail tiba diMakkah,dimanasaatituMakkahbelum berpenghuni. Tanahnya tandus, pegunungan, kering dan tak satu pun manusia bertempat tinggal di sana kecuali keluarga Nabi Ibrahim as. Dalam keadaan seperti itu, tiba-tiba Allah SWT memerintahkan Nabi Ibrahim as untuk meninggalkan istri dan anaknya menuju Palestina. Dengan berat hati beliau melangkahkan kaki meninggalkan Hajar dan putranya (masih menyusu) hanya dengan perbekalan air dan kurma ala kadarnya. Ketika langkah kakinya sudah jauh dan tidak terlihat lagi oleh istri dan putranya, Nabi Ibrahim as memalingkan wajahnya ke Baitullah seraya berdoa. Dengan mengangkatkeduatangannyatinggi-tinggi dan air mata yang membasahi pipinya Ibrahimberdoa.AllahSWTmengabadikan doa beliau ini dalam Al-Quran surat Ibrahim ayat 37 yang artinya,“YaTuhan kami, sesungguhnya aku telah menempatkan sebahagian keturunanku di lembah yang tidak mempunyai tanam-tanaman di dekat rumah Engkau (Baitullah) yang dihormati.Ya Tuhan kami (yang demikian itu) agar mereka mendirikan shalat, maka jadikanlahhatisebagianmanusiacenderung kepada mereka dan berilah rezeki mereka daribuah-buahan,mudah-mudahanmereka bersyukur.” Itulah doa Nabi Ibrahim as terhadap anak keturunanya, agar senantiasa menjalankan shalat sehingga berkah dan rezeki tetap mengalir bagi mereka yang selalu istiqamah menjalankan perintah-Nya. Beberapa hari setelah Nabi Ibrahim as berangkat ke Palestina memenuhi perintah Allah SWT, Siti Hajar terus menyusui Ismail sehingga tidak terasa perbekalankurmadanairmenipis,bahkanhampir habis. Pada akhirnya Hajar tidak bisa menyusui lagi. Air susunya kering, dan Ismailkehausandanmenangisdengankeras sehingga Hajar bingung tidak tahu apa yang harus dikerjakan. LaluSiti Hajar menuju bukit Shafa sambil menoleh ke kiri dan ke kanan mengaharap ada orang yang bisa membantunya. Tapi tak satu pun manusia tampak. Lalu Hajar menuju bukit Marwah dengan harapan yang sama sampai-sampai dia mengatakan,“Seandainya aku terus berlari-lari kecil, aku akan keca-

paian. Seandainya anakku meninggal aku tidak bisa melihatnya.” Akhirnya pada putaran ketujuh tatkala turun dari bukit Marwah, Siti Hajar mendengar suara aneh dari arah Baitullah. Lalu beliau mendekatinya ternyata itu adalah malaikat sedang bertugasatasperintahAllahSWT,sehingga keluar mata air dekat kaki Ismail. Melihat air memancar dengan deras, Siti Hajar kaget spontan berseru,“Zummi, zummi” (berkumpullah, berkumpullah). Hajar mendekatinya dan berusaha membuat gundukan di sekitar air tersebut agar tidak mengalir ke mana-mana. Akhirnya mata air itulah yang disebut dengan air zamzam. Lari-lari kecil yang dilakukan Hajar dari Shafa ke Marwah menjadi ritual haji yang disyariatkan oleh Nabi Muhammad SAW sampai saat ini yang disebut denganSaiantarabukitShafadanMarwah tujuh putaran. Isu tercemar Pekan lalu, media Inggris, khususnya BBC melaporkan sumur zamzam“tercemar”bakteri.Mediaitujugamemperingatkan umat Islam “meminum air zamzam dapat menimbulkan penyakit seperti kanker dll. Setahun lalu, Food Standards Agency Inggris merilis pernyataan di situsnya bahwa air zamzam mengandung tingkat arsenikataunitratyangtinggi,sertamenyerukan agar orang-orang berhenti mengonsumsi air zamzam. Saya mencatat banyak penelitian dilakukan pihak Barat, sepertinya tak habis-habisnya memfitnah umat Islam, termasuk di Indonesia pernah muncul berita air zamzam tidak steril dll. Tentu saja propaganda negatif itu harus disikapi dengan kepala dingin. Kalau memang contoh atau sampel airnya benar dari sumur zamzam dipastikanhasilnyabersih karenaAllah SWTyang menciptakan zamzam sebagai pertanda kebesaran-Nya, Dia juga yang akan menjaganya sampai akhir dunia. Itu yang perlu diyakini sekali oleh umat Islam sejak dulu sampai sekarang. Namun,banyakpenelitianliardengan niatjahat,menyebarfitnah,menggunakan sampel air zamzam palsu yang dibeli di pasar dan toko di berbagai negara. Mereknya bisa saja disebut air zamzam tapi sebenarnya‘’aspal’’ (asli tapi palsu) sehingga hasilnya pastilah negatif. Hematpenulis,adaduakemungkinan mengapa penelian Barat terhadap sampel zamzambertolakbelakangdengankenyataan sebenarnya yang diyakini umat Islam sedunia. Pertama, sampelnya salah. Artinya, air yang diuji bukan berasal dari sumur zamzam sehingga wajar kalau ditemukan bakteri yang membahayakan manusia yang meminumnya. Apalagi kalau sampelnyasengajadibuatsendiriuntukmenghujat Islam. Kedua, bisa jadi sumber airnya memangberasaldarisumurzamzam,namun cara pengemasannya salah sehingga memungkinkan bakteri berkembang di dalam bejana –botol atau kemasannya. Justru itu, pejabat Inggris atau pihak mana pun juga wajib menjelaskan proses uji laboratorium yang dilakukannya. Apalagi pihak Inggris, ternyata sejak lama

konon sudah “membidik” zamzam sejak masakekhalifahanUtsmani,tepatnyapada tahun 1304 H.Waktu itu, konsulat Inggris yang berkedudukan di Jeddah mengeluarkan pernyataan bahwa air zamzam mengandung berbagai jenis kuman berbahaya, yang juga terdapat bakteri atau virus kolera dll. Bahkan dikatakan air zamzam lebih kotor daripada comberan karena mengira limbah air mandi, cuci dll warga Makkah mengalir ke sumur zamzam. Mereka tidak memahami bagaimana tekstur gurun pasir dengan bebatuan cadas sehingga mengira ada terowongan atau semacam drainase di negeri tanpa parit itu. Pernyataan Inggris yang sepihak itu dipublikasikan dalam sebuah tulisan yang berjudul, ”Hujjah Makkah wa Kolera wa Ma‘ Zamzam”. Sampai sekarang, kopi naskah pernyataan tersebut hingga kini masih disimpan oleh Dr. Sa’duddin Unal, seorang peneliti di Pusat Penelitian Haji. Dalam pernyataan itu dijelaskan bahwa Konsulat Inggris telah melakukan penelitian air zamzam dengan sampel yang berasal dari seorang muslim yang bekerja di konsulat. Tapi tidak diungkap data dan validitas pelakunya sehingga kesimpulannya, semuanya hanya rekayasa jahat Barat: Inggris dan musuh-musuh Islam guna merusak citra dan memecah-belah umat Islam terhadap akidah dan syariatnya, khususnya dalam menjalankan shalat dan haji.*** Penulis adalah wartawan Waspada

Pengumuman Redaksi menerima kiriman karya tulis berupa artikel/opini, surat pembaca. Kirim ke alamat redaksi dengan tujuan ‘Redaktur Opini Waspada’ dengan disertai CD atau melalui email: opiniwaspada@yahoo. com. Panjang artikel 5.000-10.000 karakter dengan dilengkapi biodata penulis dan kartu pengenal (KTP). Naskah yang dikirim adalah karya orisinil, belum/tidak diterbitkan di Media manapun.Tulisan menjadi milik Waspada dan isi tulisan menjadi tanggungjawab penulis.

SUDUT BATUAH * Biaya pulsa anggota DPR Rp14 juta per orang - Maklum banyak yang dilihat, he...he...he * T.Tinggi-Sergai harus duduk bersama tangani masalah - Kalau tak sempat cukup kirim SMS * Jepang tetap ingin miliki Inalum - Masih belum puas kayaknya?

oel

D Wak


Luar Negeri

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

A9

Penetapan Pengadilan Pakistan, Presiden Tak Boleh Pimpin Partai

Gempa 5,3 SR Landa Spanyol Tewaskan Delapan Orang

LAHORE, Pakistan (AP): Satu pengadilan tinggi menetapkan bahwa Presiden Asif Ali Zardari harus menyerahkan posisinya sebagai ketua partai berkuasa . PengadilanTinggi Lahore menetapkan Kamis (12/5) sesuai satu petisi yang diajukan oleh seorang anggota parlemen yang mendebat bahwa konstitusi Pakistan melarang presiden mengepalai satu partai politik. Seorang wanita jurubicara untuk Zardari mengatakan dia tidak melihat aturan itu dan menolak untuk berkomentar. Tidak jelas apa dampak penetapan itu, namun tindakan itu akan menempatkan Zardari pada posisi defensif. Partai Rakyat Pakistan (PPP) yang dipimpinnnya tampak sangat tidak populer dan telah berjuang untuk menjaga koalisi tetap utuh. Zardari dapat mengabaikan penetapan itu, yang dapat meregangkan proses selama berbulan-bulan lebih banyak.Masa jabatan lima tahunnya akan berakhir pada 2013. (m10)

LORCA, Spanyol (Antara/Reuters): Ratusan warga melakukan antrean makanan Kamis (12/5) yang didapat dari petugas regu penyelamat di Lorca, Spanyol, dan menunda kepulangan ke rumahnya yang rusak akibat gempa bumi yang menewaskan delapan orang. Gempa bumi melanda sebuah kota di Spanyol tengga-ra, Rabu, merobohkan sejumlah rumah dan merusak beberapa gereja dan bangunan pemerintah serta menewaskan sedikitnya enam orang. Sejumlah laporan menyebutkan, gempa langka yang berkekuatan 5,3 skala Richter itu mengguncang kawasan Murcia dan merusak sebuah panti asuhan serta menara gereja di kota yang bergantung pada pertanian itu. Walikota Lorca di bagian selatan negara itu, Francisco Jodar, mengatakan kepada wartawan bahwa sebanyak sepertiga dari 90.000 warganya menghabiskan malam hari di luar rumah setelah gempa bumi 5,3 SR Rabu. Jumlah korban dianulir menjadi delapan orang, yang sebelumnya dilaporkan 10 orang tewas. “Kami melewati malam hari di luar rumah, di lapangan kota. Regu pekerja darurat memberi kami makan dan selimut. Kami tidak diperbolehkan kembali ke apartemen hingga seorang insinyur datang dan memeriksa bangunan kami,” kata Edgar Rosales, 38, seorang imigran asal Ekuador. Rosales mengatakan guncangan dari gempa bumi itu menyebabkan barang makanan terjatuh dari rak dalam toko makanan Amerika Latin miliknya dan telah melukai beberapa anak perempuannya. “Hal yang terpenting ialah kami semua aman. Kami semua berkumpul bersama di sini sekarang,” ujar Rosales.

Mantan Wakil Walikota Di China Dihukum Mati Karena Korupsi BEIJING, China (AP): Media pemerintah mengatakan seorang mantan wakil walikota di Hangzhou, kota wisata kaya China, telah dijatuhi hukuman mati karena kasus korupsi. Kantor berita Xinhua mengatakan Hu Maiyong, 52, divonis mati Kamis (12/5) karena menerima suap, penggelapan dan penyalahgunaan wewenang. Vonis tersebut merupakan salah satu hukuman paling berat yang dijatuhkan atas seorang pejabat tinggi China dalam beberapa tahun terakhir ini. Tidak ada rincian tuduhan yang diumumkan. Hukuman selalu diumumkan pada hari vonis dijatuhkan di China. Semua hukuman mati secara otomatis mengajukan banding ke Mahkamah Agung China. Pada saat penyelewengan merebak di kalangan pejabat China dan kasus korupsi menjadi hal yang umum, beberapa kasus menghasilkan hukuman mati kecuali yang terkait dengan pembunuhan atau kejahatan kekerasan lainnya. Hukuman ini tampaknya dimaksudkan sebagai sinyal kepada partai agar memerangi korupsi sampai tuntas.(m10)

Pemrotes Ambil Alih Gedung Kementerian Perminyakan Yaman SANA’A, Yaman (AP): Para saksimata mengatakan kepolisian Yaman yang berusaha membubarkan ribuan pemrotes antipemerintah di dua kota telah mencederai 45 orang, termasuk beberapa di antaranya luka tembakan. Di salah satu kota, para pemrotes mengambil alih satu gedung Kementerian Perminyakan. Dokter lapangan Sadeq al-Shujah di kota sebelah selatan Taiz mengatakan polisi melepaskan tembakan lima amunisi dan peluru karet untuk membubarkan pemrotes di sana, yang menyebabkan 40 orang cedera. Taiz telah menjadi satu sarang protes yang berusaha pengusiran dari presiden lamaYaman. Aktivis Nouh al-Wafi mengatakan kerumunan pemrotes menguasai gedung Kementerian Minyak dan menggantungkan spanduk di atas pintu masuk Kamis (12/ 5) yang mengatakan “Ditutup sampai pemberitahuan lebih lanjut atas perintah revolusi pemuda.” Aktivis Mohammed al-Amari mengatakan lima pemrotes lainnya mengalami cedera di kota Bayda, Yaman Tengah. (m10)

Pengadilan Thai Cabut Jaminan Bagi Pemimpin Kaos Merah BANGKOK, Thailand (AP): Satu pengadilan Thailand telah mencabut uang jaminan bagi dua pemimpin pemrotes antipemerintah Kaos Merah, satu keputusan yang tampaknya akan memanaskan para pendukung kelompok tersebut menjelang diselenggarakannya pemilihan umum Juli. Pengadilan Kriminal memutuskan Kamis (12/5) bahwa berbagai komentar yang dibuat pada rapat umum 10 April oleh Jatuporn Prompan dan Nisit Sinthuprai dapat menghasut kerusuhan dan kekerasan yang disebutkan dalam syarat-syarat jaminan mereka. Mereka termasuk di antara beberapa pemimpin protes yang menghadapi tuduhan terorisme yang dilancarkan setelah unjukrasa tahun lalu yang berubah menjadi benttrokan maut dengan militer. Jatuporn diperkirakan akan menjadi seorang juru kampanye penting oposisi menjelang pemungutan suara 3 Juli. Pemilihan sela itu membuka satu front baru dalam pertikaian politik antara pendukung mantan pemimpin Thaksin Shinawatra, kebanyakan dari mereka adalah anggota Kaos Merah dengan pemimpin sekarang ini, Abhisit Vejjajiva. (m10)

Pemimpin Tunisia Tersingkir Diajukan Ke Mahkamah Militer

The Associated Press

DUA petugas kepolisian Spanyol memperhatikan reruntuhan yang jatuh dari gedung di Lorca, Spanyol, Kamis (12/5). Dua gempa bumi mengguncang bagian tenggara Spanyol Rabu, yang menewaskan delapan orang, mencederai puluhan lainnya dan menyebabkan kerusakan berat atas sejumlah gedung. Peristiwa itu merupakan salah satu gempa besar yang menyebabkan kematian di Spanyol dalam waktu 50 tahun terakhir.

Khadafi Muncul Di TV, NATO Bom Lagi Tripoli TRIPOLI, Libya (AP): Serangan udara NATO menghantam kompleks kediaman pemimpin Libya Moammar Khadafi di Tripoli dan tiga lokasi lainnya Kamis (12/5) dinihari, beberapa jam setelah dia tampil di layar televisi pemerintah dalam pemunculan pertamanya sejak putranya terbunuh hampir dua minggu lalu. Serangkaian ledakan menggema di seluruh ibukota Tripoli dan raungan sirene ambulan yang bergegas ke lokasi pengeboman terdengar di seluruh bagian ketika misil terakhir meledak. Para pejabat pemerintah dan televisi negara Libya mengatakan serangan itu ditujukan pada Bab al-Azaziya, kompleks Khadafi. Mereka tidak mengatakan bagian mana dari kompleks itu yang menjadi sasaran. NATO — yang tidak segera berkomentar tentang serangan terakhir itu — telah mengebom Tripoli berulangkali pekan ini sebagai bagian dari usahanya untuk melemahkan perlawanan rezim tersebut terhadap pemberontakan 3 bulan. NATO mengatakan sebagian besar dari 46 serangan udara Sekutu Rabu terkonsentrasikan di dan sekitar ibukota Libya, yang menghantam pusat ko-

mando dan pengendali, gudang amunisi dan peluncur misil antipesawat udara. Di RS Khadra, paramedis menyorong mayat dua pria yang mereka katakan terbunuh dalam penembakan. Dari satu bus yang membawa wartawan ke rumah sakit tersebut, asap terlihat menjulang ke angkasa dari bagian kompleks Khadafi. Tak tahu keberadaannya Prancis tidak memiliki keterangan mengenai keadaan Khadafi saat ini, kata kementerian luar negeri, sementara ketidakmunculan pemimpin Libya itu di layar televisi menimbulkan teka-teki mengenai nasibnya. Khadafi tidak tampil di depan publik sejak 30 April, ketika televisi Libya menyiarkan dia berpidato di mana dia berjanji berperang hingga ajal jika NATO menolak berunding dengannya. Beberapa jam kemudian

serangan udara menghantam rumah putra bungsunya. “Saya tidak memiliki informasi mengenai keadaan pribadi Tuan Khadafi,” kata jurubicara Kementerian Luar Negeri Prancis, BernardValero, kepada wartawan Rabu. Dia mengingatkan lagi bahwa Paris telah memutuskan semua hubungan diplomatik langsung dengan rejim Libya. Muncul di TV Libya Televisi negara Libya menunjukkan tayangan orang kuat Khadafi bertemu dan berbicara dengan para pemimpin suku di satu hotel Tripoli dan seorang penyiar mengatakan pertemuan itu berlangsung Rabu. Khadafi tidak muncul di publik sejak 30 April ketika serangan udara NATO terhadap sebuah rumah di ibukota menewaskan putra bungsunya dan tiga cucunya. “Kami mengatakan kepada dunia: `mereka adalah perwakilan dari suku-suku Libya,`” kata Gaddafi sambil menunjuk kepada pengunjung dan kemudian menamai beberapa dari mereka. Dia mengenakan jubah coklat dengan topi dan kacamata hitam dan duduk di kursi dekat sebuah meja bundar kecil. Seorang pria tua itu kemudian ber-

kata kepadanya: “Kamu akan menang.” Layar kamera kembali menunjukkan Gaddafi melakukan obrolan pagi pada TV al-Jamahirya, juru bicara pemerintah dan tangan propaganda utama. Sebuah zoom-in pada layar menunjukkan tanggal hari Rabu yang ditampilkan di sudut. Tidak ada cap tanggal pada rekaman itu sendiri, dan tidak ada konfirmasi independen bahwa pertemuan itu berlangsung Rabu. Sebelumnya Menteri Luar Negeri Italia Ignazio La Russa juga menyatakan tidak memiliki keterangan terinci mengenai lokasi Khadafi, dan memperingatkan bahwa hal itu akan melegitimasi serangan NATO terhadap pangkalan militer yang menjadi tempat persembunyian pemimpin Libya tersebut. NATO berulang kali menekankan bahwa mereka tidak berusaha secara langsung untuk membunuh Khadafi dalam operasi serangan udara terhadap pasukannya, namun memperingatkan bahwa pasukan mereka akan menyerang “pusat-pusat kendali dan komando” Libya meski di dalamnya ada Khadafi.(m10)

Penjahat Perang Demjanjuk Divonis 5 Tahun Penjara

The Associated Press

ATRONOT Jepang Satoshi Furukawa (tengah),astronot AS Michael Fossum (kiri) dan kosmonot Rusia SergeyVolkov (kanan) berjalan menuju tes terakhir mereka dalam modul latihan Zvevda, Zarya dan Jepang di Star City di luar Moskow, Rusia, Kamis (12/5). Para awak pesawat angkasa luar itu akan meluncur ke orbit menuju ISS pada 7 Juni dengan pesawat angkasa luar Soyuzm buatan Rusia.

MUNICH, Jerman (Waspada): Pengadilan Jerman Kamis (12/5) menyatakan John Demjanjuk bersalah karena terlibat dalam pembunuhan sekitar 28.000 warga Yahudi di kemp Nazi dalam Perang Dunia II. Dia dihukum lima tahun penjara, satu tahun lebih ringan dibandingkan tuntutan jaksa. Jaksa menyatakan Demjanjuk yang lahir di Ukraina 91 tahun lalu adalah penjaga kemp Sobibor di Polandia tahun 1943. Demjanjuk menyanggah pernah menjagi penjaga kam dan mengatakan ia adalah tahanan perang Nazi dan bahwa dia adalah korban juga. Penga-

cara Demjanjuk mengatakan mereka akan mengajukan banding atas keputusan itu. Sejauh ini tidak jelas apakah hukuman Demjanjuk akan dikurangi masa tahanan yang telah ia lalui. Dia ditahan sejak diekstradisi dari AS tahun 2009. Setelah perang Demjanjuk tinggal di AS dan bekerja di pabrik mobil Ohio dan kemudian menjadi warga negara Amerika. Demjanjuk dilaporkan tidak bereaksi saat hukuman dibacakan. Argumen pertama Demjanjuk lahir di Ukraina tahun 1920 dan dibesarkan pa-

da saat Soviet berkuasa. Dia menjadi serdadu Tentara Merah tahun 1942 dan kemudian ditangkap oleh Jerman. Jaksa menyatakan dia direkrut oleh Jerman dan menjadi pengawal kemp SS. Petugas kemp Nazi dianggap terlibat dalam pembunuhan warga Yahudi. Inilah untuk pertama kalinya argumen legal seperti ini diajukan di pengadilan Jerman. “Pengadilan yakin bahwa terdakwa...pernah menjadi pengawal di Sobibor dari tanggal 27 Maret 1943 sampai pertengahan September 1943,” kata hakim Ralph Alt. “Sebagai pengawal ia turut

serta dalam pembunuhan paling tidak 28.000 orang,” katanya. Sekitar 250.000 orang tewas di kamar gas Sobibor. Demjanjuk telah mendekam selama delapan tahun di penjara Israel. Pada tahun 1980-an, pengadilan Israel menyebutnya sebagai ‘Ivan si Pengacau,’ pengawal sadis di kam Treblinka dan dijatuhi hukuman mati. Hukumannya dicabut setelah muncul bukti baru yang menunjukkan bahwa seorang warga Ukraina lain yang bertanggung jawab.(bbc)

TUNIS, Tunisia (Antara/Reuters): Pihak berwenang Tunisia menyerahkan kasus pemimpin yang digulingkan Zine al-Abidine Ben Ali kepada pengadilan militer, demikian menurut kantor berita resmi TAP. “Ben Ali, yang melarikan diri ke Arab Saudi setelah pemberontakan populer Januari, pekan lalu dituduh melakukan pembunuhan para demonstran selama pemberontakan terhadap pemerintahan yang dikuasainya selama 23 tahun. Pihak berwenangTunisia mengatakan mereka memiliki 18 kasus hukum terhadap mantan presiden itu. Ben Ali telah dituduh dengan berbagai kejahatan termasuk merencanakan keamanan internal negara dan menghasut gangguan, pembunuhan dan penjarahan, menurut laporan-laporan media. Dia juga dituduh membunuh para petugas sukarelawan, melakukan perdagangan obat dan menggunakannya. Pihak berwenang kini mengupayakan ekstradisinya dari Arab Saudi dan ia tidak muncul di depan publik sejak melarikan diri. Pemerintah sementara di Tunisia, berusaha menegakkan kewenangan dan mendapatkan legitimasi di mata pengunjuk rasa, dan telah berjanji untuk mengadili tokoh-tokoh pemerintah yang digulingkan. Beberapa anggota keluarga Ben Ali dan aparat keamanannya, serta beberapa sekutu terdekatnya, ditahan tak lama setelah ia digulingkan. Laporan TAP mengatakan Rabu (11/5), kasus mantan menteri dalam negeri Ben Ali dan seorang pejabat keamanan juga akan dihadapkan ke depan pengadilan militer.

Heroin Bernilai AS$52 juta Disita Di Pelabuhan Australia SYDNEY, Australia (AP): Kepolisian Australia telah menangkap dua pria Malaysia setelah para pejabat menemukan heroin seberat 42 kg yang dimasukkan ke dalam perabotan yang dikirimkan ke luar negeri dari pelabuhan Sydney. Polisi mengatakan para pria tersebut dituduh Kamis (12/ 5) mengimpor narkotika. Pengiriman itu diperkirakan harga pasaran gelap bernilai 49 juta dolar Australia (kira-kira AS$52 juta. Polisi mengatakan para pejabat pabean melakukan pemeriksaan pada satu peti kemas yang tiba dengan boat dari Malaysia yang didapati bermuatan heroin yang dimasukkan ke dalam delapan perabotan. Kedua pria itu diperkirakan akan tampil di depan pengadilan Sydney Kamis. Polisi tidak menyiarkan nama kedua orang tersebut. Jika terbukti bersalah, mereka dapat menghadapi hukuman penjara seumur hidup dan denda sampai mencapai 825.000 dolar Australia. (m10)

India Dukung Afghanistan Rujuk Dengan Taliban KABUL, Afghanistan (AP): PM India memberitahu Presiden Afghanistan Kamis (12/5) bahwa dia mendukung kuat usaha negara itu untuk rujuk dengan pemberontak Taliban dan katanya Kabul dapat bergantung pada dukungan India dalam membangun kembali masyarkatnya yang terpecah. Kunjungan dua hari Singh dan kata-kata dukungan itu mencerminkan kedua negara berhubungan dekat. “India adalah te-tangga anda dan mitra dalam pembangunan,” kata Singh mem-beritahu satu pertemuan, termasuk Presiden Hamid Karzai dan sejumlah pejabat senior di Kabul, ibukota Afghanistan. “Anda dapat mengandalkan kami ketika anda membangun masyarakat, perekonomian dan politik.” Singh mengadakan perundingan dengan Karzai tentang stabilitas regional, kontra-terorisme dan kemitraan strategis India-Afghanistan. Afghanistan menjadi lebih tergantung pada sekutu regional seperti India sebagai perusahaan mitra internasional menghadapi tekanan yang meningkat untuk menarik pasukan, terutama setelah pembunuhan pemimpin al-Qaida Osama bin Laden. Karzai beralasan bahwa solusi paling baik bagi perang yang telah berlangsung lama di Afghanistan melawan pemberontak Taliban adalah meyakinkan militan untuk melakukan perujukan dengan pemerintah — satu pendirian yang juga memperoleh daya tarik lebih dengan Amerika Serikat dan sekutu-sekutu internasional lainnya dalam beberapa tahun terakhir. Singh mendapat tepuk tangan riuh dengan usahanya ini dalam pidatonya. “Kami mendukung kuat usaha rakyat Afghanistan untuk mewujudkan perdamaian dan perujukan,” kata Singh. “India mendukung persatuan, integritas dan kemakmuran dan Afghanistan.” (m10)

Pendapatan Perompak Somalia Rp680 Juta Setahun SATU studi baru-baru ini melaporkan bahwa penghasilan seorang pembajak di perairan Somalia mencapai as$79.000 atau sekitar Rp680 juta (kurs 8.600) setahun. Dengan pendapatan sebesar itu berarti 150 kali pendapatan per kapita rata-rata penduduk Somalia, menurut penelitian perusahaan konsultan intelijen politik dan ekonomi Geopolicity yang dipublikasikan media Afrika. Dalam studi Geopolicity juga disebutkan bahwa total ongkos akibat pembajakan di Samudara Hindia pada 2010, hampir semua oleh pembajak Somalia, diperkirakan mencapai sekitar 7 miliar dolar hingga AS$12 miliar. Studi juga mengungkapkan wilayah

rawan pembajakan semakin luas yaitu sekitar 2,5 juta mil persegi dari lepas pantai Somalia, naik satu juta mil laut dibanding dua tahun lalu. Penelitian lain oleh organisasi antipembajakan, Oceans Beyond Piracy, memperkira-kan biaya akibat pembajakan dalam empat tahun kedepan mencapai AS$15 miliar. Samu-dera Hindia dilalui setengah dari lalu lintas kontainer dunia, dan 70 persen dari total lalu lintas minyak dunia melewati perairan itu. Teluk Aden dan Oman adalah diantara jalur utama pelayaran dunia: sekitar 21.000 kapal, dan 11 persen lalu lintas minyak mentah dunia, menyeberangi Teluk Aden setiap tahunnya. Pelabuhan Mombasa dan Dar es Salaam menangani 25

juta ton kargo dalam 2008— tidak hanya untuk Kenya dan Tanzania, tetapi juga untuk Uganda, Republik Demokratik Kongo, Sudan Selatan, Rwanda, dan Burundi. Seluruhnya, pelabuhan Afrika Timur, dilalui sekitar seperlima dari lalu lintas kontainer Afrika sub-Sahara, dengan rata-rata pertumbuhan tahunan 6 persen sejak 1995. Di Samudara Hindia juga terdapat fasilitas komunikasi penting, dimana 17.000 km kabel serat optik bawah laut menghubungkan Afrika Selatan, Tanzania, Kenya, Uganda, dan Mozambik dengan Eropa dan Asia. Insiden pembajakan telah meningkat dari 276 pada 2005 menjadi 445 kasus pada 2010. Menurut Biro Maritim Internasional, ada 142 serangan antara

Januari-Maret 2011—97 diantaranya di lepas pantai Somalia— naik dari 35 pada periode sama tahun sebelumnya. Pembajak berhasil menyita 18 kapal di seluruh dunia, menahan lebih dari 340 sandera dalam penyerangan, dimana tujuh kru kapal tewas dan 34 lainnya luka-luka. Dalam lima tahun terakhir tuntutan tebusan pembajak Somalia meningkat mengejutkan, 36 kali lipat, dari rata-rata AS$150.000 pada 2005 menjadi AS$5,4 juta pada 2010. Pembayaran uang tebusan terbesar hingga saat ini adalah untuk kapal tanker Korea Selatan Samho Dream yang mencapai AS$9,5 juta yang dibayarkan pada November tahun lalu. Pendapatan total bajak laut Somalia pada 2010 sekitar AS$238 juta

(sekitar Rp2 triliun). Oce-ans Beyond Piracy memperkirakan total biaya asuransi akibat pem-bajakan oleh perompak Somalia antara AS$460 juta hingga AS$3,2 miliar per tahun. Biaya persidangan pembajakan dan penjara dalam 2010 sekitar AS$31 juta, dan biaya tambahan akibat pengalihan rute kapal untuk menghindari pembajakan antara AS$2,4 juta hingga AS$3 miliar setahun. Itu belum termasuk biaya pengerangan pasukan angkatan laut untuk perlindungan yang mencapai AS$7 miliarhinggaAS$12miliar.Studi itu melaporkan bahwa jumlah pembajak akan terus bertabah, sekarang diperkirakan sedikitnya 1.500 orang, naik lebih 400 orang setiap tahunnya. (ant)

The Associated Press

PARA pendukung satu kelompok oposisi Partai Liga Muslim-N di Pakistan meneriakkan slogan dalam satu rapat umum anti-AS di Abbottabad, Pakistan, Kamis (12/5). Pemimpin oposisi Pakistan Nawaz Sharif menyerukan penyelidikan atas berbagai kejadian seputar kematian bin Laden.


Sport

A10

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Rekor… Rekor… Rekor… SUKSES Barcelona mempertahankan gelar La Liga Primera musim ini pasca menahan seri 1-1 tuan rumah Levante, Rabu (KamisWIB), ternyata diiringi sejumlah rekor klub dan individu. Bagi playmaker Xavi Hernandez, ini gelar keenam sepanjang karirnya di Camp Nou, sehingga prestasinya sejajar dengan legenda Antoni Ramallets dan pelatih Josep Guardiola. Ramallets dianggap sebagai salah satu kiper terbaik El Catalan dan juga Spanyol. Ramallets menyabet enam cincin juara La Liga pada kurun waktu 1946 hingga 1961. Sedangkan Guardiola merupakan mantan gelandang handal El Blaugrana. Dia menyabet enam gelar itu pada 1990 sampai 2001. Xavi yang gabung tim senior Barca pada 1998, merasakan lima gelar La Liga lainnya pada musim 1998/1999, 2004/2005, 2005/2006, 2008/2009 dan 2009/2010. “Selalu menyenangkan memenangi gelar dan fans berhak memperolehnya. Saya membayangkan kami akan merayakan gelar ini bersama mereka di jalanan Kota Barcelona,” ucap Xavi, seperti dikutip dari Goal, Kamis (12/5).

Selain rekor gelar Xavi, dua punggawa Barca lainnya juga mencatat rekor kemenangan beruntun terbanyak di liga. Gelandang Sergio Busquets dengan 25 kemenangan, kapten Carles Puyol 21 kemenangan dari musim 2009/2010 sampai 2010/2011. El Blaugrana secara tim pun mengukir sejumlah rekor, setelah memastikan diri menjuarai La Liga untuk kali ketiga secara beruntun. Pasukan Pep mencetak poin dan gol tertinggi dalam paruh pertama musim ini dengan 52 poin dan 61 gol (17 kemenangan, sekali seri dan satu kekalahan). Los Azulgranas menang tandang terbanyak di liga dengan rincian 13 menang, 4 seri dan 1 kekalahan dari 18 laga. Rekor itu menyamai sukses pada 2008/2009 (13 menang, 3 seri dan 3 kalah) serta 2009/2010 (13 menang, 5 seri dan 1 kalah). El Blaugrana musim ini juga memenangkan laga tandang terbanyak sekaligus start tandang terbaik dengan 10 kemenangan beruntun. Korban Lionel Messi cs adalah Racing Santander, Atletico Madrid, Athletic Bilbao, Zaragoza, Getafe, Almeria, Osasuna, Espanyol, Deportivo La Coruna dan Hercules. Barca pun menyarangkan gol tandang terbanyak di La Liga

dengan 46 gol, dus meraih kemenangan beruntun terbanyak dengan 16 laga sejak pekan ketujuh sampai 22. Andres Iniesta cs menjadi satu-satunya tim di Spanyol yang berhasil memenangkan semua laga tandang pada paruh pertama musim, saat menaklukkan Santander, Atletico, Bilbao, Zaragoza, Getafe, Almeria, Osasuna, Espanyol dan Deportivo. Kemenangan tandang terbesar dengan melumat Almeria 8-0 pada 20 November lalu, menyamai El Catalan yang menggilas Las Palmas dengan skor sama pada 1958 silam. Pasukan Pep juga mengukir diri sebagai tim paling agresif di markas lawan dengan rata-rata 3,2 gol per pertandingan. Barca juga punya pencetak gol terbanyak dalam satu musim, karena 22 pemainnya musim ini mampu mencetak gol dalam laga resmi. El Catalan pun punya rekor tak pernah kalah terpanjang saat 31 kali tak terkalahkan musim ini, mulai pekan ketiga hingga 33. Rekor terbaik sebelumnya dicatat Real Sociedad dengan 32 laga tak terkalahkan pada musim 1979/1980. *Jonny Ramadhan Silalahi

AP

PLAYMAKER Barca Xavi Hernandez (kiri) sudah menyamai prestasi bosnya, Pep Guardiola (kanan).

Duka Warnai Pesta Barca MADRID (Waspada): Barcelona meraih mahkota juara Spanyol ketiga kalinya berturut-turut setelah bermain imbang 1-1 di markas Levante.

AP

KIPER Inter Julio Cesar (2 kanan) menggagalkan serangan kiper Roma Alexandre Doni (tengah) dalam duel leg kedua semifinal Coppa Italia di San Siro Milan, Kamis (12/5) dinihari WIB.

Inter Lawan Final Palermo MILAN, Italia (Waspada): Juara bertahan Inter Milan akan bertemu Palermo pada final Piala Italia, 29 Mei mendatang. I Nerazzurri melaju ke partai puncak setelah main 1-1 lawan AS Roma pada leg kedua semifinal, Rabu (Kamis WIB), sehingga unggul agregat 2-1. Hasil ini membuka harapan bagi tim asuhan Leonardo de Araujo untuk memupus kekecewaan pasca kehilangan gelar Liga Champions dan Liga Seri A. Juga harapan bagi Leonardo untuk bertahan sebagai alenatorre Inter musim depan. “Saya punya hubungan ba-

gus dan saling menghormati dengan presiden klub (Massimo Moratti). Dia selalu berada di samping kami meski keadaan sulit sekalipun,” ungkap Leonardo dalam Football Italia, Kamis (12/5). Pelatih asal Brazil itu tak lupa memuji penampilan striker asal Kamerun Samuel Eto’o yang mencetak gol tunggal La Beneamata. “Skuad ini telah bekerja sangat keras dan itu tak mudah. Eto’o sangat mengerti ini momen kebangkitan Inter,” puji Leonardo. Eto’o dengan gesit mencetak

AP

PELATIH Lyon Claude Puel (kiri) gagal mengangkat performa Kim Kallstrom cs.

Puel Rawan Lyon Hancur PARIS (Waspada): Posisi Claude Puel menjadi rawan setelah Olympique Lyonnais mengalami kekalahan terburuk sejak 2006 silam. Di Stade Abbe-Deschamps, Rabu (Kamis WIB), Lyon hancur 0-4 di tangan tuan rumah AJ Auxerre. Harapan Les Gones untuk memenangi gelar Ligue 1 pun ikut pupus, karena sudah tertinggal 10 angka di bawah pemimpin klasemen LOSC Lille. “Ini amat menyakitkan, ini merupakan laga yang harus dilupakan. Gol yang masuk ke gawangkamirasanyamembuatkami amat bodoh,” sesal Puel, seperti diberitakan AFP, Kamis (12/5). Pemain Kenya Denis Oliech membuka gol awal Auxerre secara brilian menit 20. Berhadapan dengan bek tengah Cris, Oliech dapat menguasai permainan dan menjebloskan bola ke gawang kiper Hugo Lloris. Situasi Lyon makin memprihatinkan, ketika Dejan Lovren terkena kartu merah dari wasit Philippe Kalt menit 38, akibat menjatuhkan Oliech. “Kartu merah itu juga amat bodoh. Kami di ujung tanduk menjelang akhir laga, di tengah

Hasil Rabu (Kamis WIB): AJ Auxerre vs Lyon 4-0 Sochaux vs Monaco 3-0 Montpellier vs Lorient 3-1 Nice vs Arles-Avignon 3-2 Marseille vs St Brest 3-0 Rc Lens vs Bordeaux 1-0 St Rennes vs Caen 1-1 Toulouse vs Valencs 0-0

Hasil Selasa (Rabu WIB): Paris SG vs Nancy St Etienne vs Lille

2-2 1-2

tekanan dan pengharapan,” kecam Puel. Tuan rumah menggandakan gol jelang turun minum. Alain Traore mengalahkan Cris dan Lloris, lantas menyarangkan bola dengan tenang. Traore menjalakan gol ketiga Auxerredenganindah,setelahbermain satu-dua dengan Roy Contout. Para pendukung Lyon mulai berangdanmembentangspanduk meminta agar Puel mundur. Sorakan tidak puas semakin bergema, saat lahir gol keempat tuan rumah lewat Cedric Hengbart menit 80. Puel yang mendapat pekerjaan di Lyon setelah sukses di Monaco dan Lille, nasibnya kini tergantung Presiden Lyon Jean-Michel Aulas. Sedangkan perburuan gelar juara Ligue 1 saat ini bertumpu pada Lille dan juara bertahan Olympique Marseille, yang menang kandang 3-0 atas tim yang lagi tertatih-tatih, Stade Brest. (m15/ant/afp/espn)

Klasemen Ligue 1 Lille 3519 12 4 62-32 69 Marseille 3518 11 6 56-33 65 Lyon 3516 11 8 58-39 59 Paris SG 3515 13 7 53-37 58 St Rennes 351411103-29 53 Sochaux 35157 13 55-40 52 Lorient 351212114-42 48 St Etienne 351212114-42 48 Montpellier351211123-38 47 Auxerre 35 9 18 8 42-38 45 Bordeaux 351015104-40 45 Toulouse 35128 15 34-35 44 Valencs 35916 10 40-37 43 Nice 351013123-43 43 St Brest 351012133-40 42 Caen 351011144-49 41 Monaco 35816 11 34-37 40 AS Nancy 3510916 34-48 39 Rc Lens 3571315 34-52 34 Arles 3511123 18-67 14

gol Inter setelah bekerjasama dengan Houssine Kharja dan McDonald Mariga menit 58. Marco Borriello membalasnya dengan memanfaatkan umpan dari Simone Perrotta enam menit menjelang laga usai. Duel memanas, tapi kedudukan imbang hingga akhir laga. Nerazzurri lolos karena sudah mengantungi kemenangan 10 pada semifinal pertama di Olimpico Roma tiga pekan silam. “Tim ini telah menjalani musim yang bagus, sebaik kerja keras dia (Eto’o) untuk tim ini,” tutur Leonardo, yang yakin Inter hanya perlu sedikit perbaikan manajemen untuk semakin kuat dan bisa meraih banyak gelar. Il Lupo tidak mampu menambah angka, La Beneamata pun tak kalah bernafsu untuk maju ke putaran berikutnya, setelah anjlok di Seri A dan Eropa. Kapten Inter Javier Zanetti melakukan penampilan ke-1000 sepanjang karirnya. Dia pun berharap, dapat merayakan sukses ketujuh meraih Coppa Italia saat melawan Palermo di Olimpico Roma pada 29 Mei. AC Milan yang baru memastikan scudetto akhir pekan lalu untuk mengakhiri dominasi Inter selama lima tahun, gagal meraih gelar ganda setelah kalah 1-2 di Palermo. (m15/fi/ant/rtr)

Sukses di Ciutat de Valencia Stadium, Rabu (Kamis WIB) tersebut, menjadi gelar domestik ke-22 El Barca, kendati La Liga Primera masih menyisakan dua pertandingan. Tapi pesta Barca diwarnai duka dan pernyataan simpati terhadap korban luka dan meninggal akibat gempa bumi di Lorca, bagian tenggara Spanyol. Tejadi dua kali gempa di daerah itu dengan kekuatan 4,4 SR dan 5,2 SR. Meski kecil, namun ada sepuluh korban tewas dan puluhan luka-luka. Jumlah korban dikhawatirkan bisa bertambah dan tim SAR masih terus mencari korban di bangunan yang runtuh. “Saya baru mengetahui apa yang terjadi di Lorca. Semua orang di sini ikut menyatakan simpati kepada semua korban yang menderita karena gempa bumi ini,” papar Presiden Barca Sandro Rosell. Itu merupakan gempa dengan jumlah korban tewas terbanyak di Spanyol dalam kurun waktu lebih dari 50 tahun. Sebelumnya pada 1956, gempa bumi di Granada, Spanyol, telah menewaskan 12 orang dan melukai 70 lainnya. Khusus mengenai pencapaian prestasi El Blaugrana, Rosell mengatakan, semuanya

Hasil Rabu (Kamis WIB): Hercules vs Mallorca Levante vs Barcelona Osasuna vs Sevilla Espanyol vs Valencia Sociedad vs Zaragoza Almeria vs Villarreal

2-2 1-1 3-2 2-2 2-1 0-0

Hasil Selasa (Rabu WIB): Deportivo vs Bilbao Malaga vs S Gijon Santander vs Atletico Real Madrid vs Getafe

2-1 2-0 2-1 4-0

menjadi momen menggembirakan bagi fans Barca. “Kami sudah mendapatkannya dengan kerja keras dan kekuatan. Kami sudah memasang contoh yang luar biasa. Sebagai presiden klub, saya sangat bangga dengan apa yang sudah diraih,” ujar Rosell. Barca hanya membutuhkan satu poin untuk mempertahankan gelar, saat akan memasuki arena laga di Levante. Gelandang Mali Seydo Keita membobol gawang tuan rumah dengan sundulan tajamnya menit 27. Levante bangkit menyamakan kedudukan melalui striker

Ekuador Felipe Caicedo menit 40. Skor tak berubah hingga bubaran laga dan El Catalan (nilai 92) dipastikan kampiun karena unggul head-to-head dengan rivalnya Real Madrid (nilai 86). “Memenangi gelar selalu sulit dan yang ini berat seperti juga yang lain sebelumnya. Kini kami bisa menikmati kemenangan ini,” ujar entrenador Barca Pep Guardiola. Setelah memenangi gelar liga tiga kali beruntun selama

masa jabatannya, Pep kini konsentrasi untuk memburu cincin juara Liga Champions dengan mememangi final lawan Manchester United pada 28 Mei di Wembley, London. “Semua gelar juara penting, kami sudah bekerja keras dan akhirnya kami berhasil meraihnya. Kami ingin santai sejenak dan merayakan kemenangan, selanjutnya kami fokus pada final Liga Champions,” tekad kapten Carles Puyol.

“Saya sangat senang karena kami mesti berjuang keras untuk menjadi juara. Terutama kami harus bersaing dengan Madrid, kini kami bisa menikmatinya,” timpal Lionel Messi. Bomber mungil asal Argentina itu gagal menambah koleksi golnya di Levante. Messi akibatnya tertinggal lima bola di bawah bintang Real Madrid Cristiano Ronaldo yang menjadi topskor La Liga dengan koleksi 36 gol. (m15/as/goal/afp)

Klasemen Liga Primera Barcelona Real Mad Valencia Villarreal Bilbao Sevilla Atl Madrid Espanyol Santander Malaga Mallorca Levante Sociedad Osasuna S Gijon Deportivo Getafe Zaragoza Hercules Almeria

36 29 5 2 92-20 92 36 27 5 4 91-31 86 36 20 7 9 62-44 67 3618 810 53-40 62 36 17 3 16 56-53 54 36 15 7 14 56-58 52 36 15 7 14 56-49 52 36 15 4 17 44-51 49 361210143-52 46 36 13 6 17 52-64 45 36 12 8 16 37-49 44 36 12 8 16 40-50 44 36 14 2 20 47-62 44 36 12 8 16 44-44 44 361013133-41 43 361012143-45 42 36 11 7 18 46-59 40 36 10 9 17 37-52 39 36 9 7 20 35-58 34 36 5 12 19 32-61 27

AP

PARA pemain Barcelona merayakan sukses menjuarai La Liga Primera dengan menahan Levante 1-1 di Ciutat de Valencia Stadium, Valencia, Kamis (12/5) dinihari WIB.


Sport Toisutta-Panigoro Lolos

A11

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

JAKARTA (Waspada): Bisa tidaknya duet George Toisutta-Arifin Panigoro maju dalam bursa calon Ketua dan Wakil Ketua Umum PSSI dalam kongres nanti terjawab sudah. Itu setelah Komite Banding Pemilihan (KBP) PSSI menerima banding yang diajukan duet pasangan yang diusung Kelompok 78 (K-78). Kepastian tersebut disampaikan Ketua KBP Ahmad Riyadh dalam konferensi pers yang dihadiri Rio Dinamore dan Umuh Muchtar di sekretariat PSSI, Kamis (12/5). Menurut Ahmad, dari 25 berkas yang mereka terima, ada delapan berkas

lolos banding, termasuk di antaranya pasangan GT-AP yang dinyatakan sah. “Kami memahami putusan ini tidak mungkin memuaskan semua pihak, tapi setidaknya kami sudah berupaya maksimal. Semoga putusan ini bisa

diterima,” tegas Ahmad menambahkan berkas yang ditolak adalah yang berasal dari klub, pengcab, dan calon independen. Masih kata Ahmad, selain GT-AP, pihaknya juga meloloskan Hadiyandra, Kadir Halid, Bernard Limbong, Subardi, M Zein, dan Toni Apriliani. Ahmad memastikan putusan KBP bersifat final dan mengikat sejak tanggal ditandatanganinya keputusan tersebut. Menanggapi hal tersebut, pengusaha muda asal Sumut Sihar Sitorus mengatakan tidak ada alasan menolak duet GTAP secara subtansial, meski

FIFA sebelumnya sudah melarangnya. “Pegangan kita pada statuta FIFA dan PSSI, kecuali ada instruksi khusus yang menyebutkan keputusan ini mengabaikan statuta itu. Harus dipahami, FIFA juga mengakui struktur KBP. Jika saja mereka menolak putusan yang dibuat KBP, akan lebih lucu lagi,” sungut Sihar. Mengenai kemungkinan adanya sanksi, Sihar yang juga bakal maju dalam bursa Exco PSSI menyatakan masih sangat prematur sekiranya FIFA sendiri mengambil keputusan drastis membekukan PSSI.

“Karena kita melihat cara kerja KBP pun tetap menjalani aturan FIFA. Terlebih karena dalam aturan FIFA tidak ada satu pun yang menyebutkan setiap orang dilarang melakukan banding. Ini sama saja dengan meniadakan hak seseorang untuk melakukan pembelaan,” kata Sihar. “Belum tentu juga GT-AP menang karena semuanya ditentukan di kongres, sekalipun keduanya mendapat dukungan mayoritas,” kata Sihar menambahkan dirinya menolak pemberitaan bahwa K-78 memaksakan kehendak. (yuslan)

Methodist 2, Sutomo 1 Kampiun Basket Honda Wahidin Cup MEDAN (Waspada): Tim putra SMP Methodist 2 Medan dan tim putri SMA Sutomo 1 Medan menjuarai kejuaraan basket pelajar Honda Wahidin Cup di GOR Pradipa Perguruan Wahidin, Jl Medan-Belawan/ Simpang Kantor, Kamis (12/5). Putra Methodist 2 merebut gelar juara setelah menaklukkan tuan rumah sekaligus juara bertahan SMPWahidin 80-77. Duel dua tim yang sebelumnya telah bertemu di pase grup itu berlangsung ketat. Wahidin yang ingin membalas kekalahan di pertemuan pertama langsung menerapkan permainan cepat dan memimpin 23-19 di kuarter pertama. Methodist 2 berbalik memimpin di kuarter kedua 47-41 dan unggul 63-54 di kuarter ketiga. Duel sengit terjadi di kuarter penentu, kejar mengejar angka pun terjadi.Wahidin bahkan sempat unggul 75-74 setelah Adrian sukses melakukan tembakan tiga angka di sisa waktu kurang dari tiga menit laga usai. Keunggulan tuan rumah tidak bertahan lama setelah

TENGGARONG ( Waspada): Skuad PSMS Medan menjanjikan akan merebut kemenangan pertamanya dari PSAP Sigli pada putaran 8 Besar Divisi Utama Liga Indonesia 2010/2011 di Stadion Aji Imbut Tenggarong, Jumat (13/5) malam ini. Pasalnya, kemenangan di laga yang akan disiarkan langsung oleh ANTV ini sangat besar artinya untuk mewujudkan impian lolos ke Liga Super Indonesia (LSI). Demikian dikatakan kapten tim Affan Lubis di Hotel Fatma, Tenggarong, Kamis (12/5). Affan, ditemui usai latihan tim, mengaku kemenangan 20 menghadapi PSAP di putaran kedua lalu kala tampil di Stadion Teladan akan terulang Waspada/Austin Antariksa kembali. Bagi palang pintu Novi GASTON CASTANO, Almiro Valadares dan Vagner Luis kompak Handriawan, dirinya bertekad ingin memberi hasil terbaik bagi timnya saat PSMS Medan tidak akan memberi kesempa- berhadapan dengan PSAP Sigli, Jumat (13/5) ini. tan buat pemain-pemain deSebaliknya, trio Gaston Castano, Vagner pan PSAP menerobos daerahnya. Luis dan Almiro Valadares berjanji ingin mem“Daripada harus mengulang lagi berkomberi yang terbaik bagi tim kebanggaan Kota petisi ke daerah-daerah terpencil, lebih baik Medan ini. “Menang adalah target kami bertiga sekarang bertarung habis-habisan demi menuju untuk pertandingan nanti. Untuk laga berikutnya, LSI,” kata putra dari Serdang Berdagai tersebut itu nanti dibicarakan.Yang penting menghadapi berapi-api. PSAP dulu,” kata Gaston mewakili rekan-reDua bek PSMS lainnya, Ari Yuganda dan kannya. Rahmad, menegaskan tidak ada istilah bagi “Target PSMS harus masuk semifinal. Jadi PSAP mengalahkan Ayam Kinantan di tempat kami harus amankan tiga poin dari PSAP. Semua netral. “Mereka boleh menang di kandangnya, pemain memiliki motivasi tinggi, mudahtetapi di luar kandang seperti Tenggarong, PSAP mudahan kami bisa menang,” harap Vagner tidak bisa mengalahkan PSMS,” koar Rahmad yang diamini Almiro. (m17) yang juga putra Aceh itu.

Kapoldasu Cup Sambut HUT Bhayangkara Waspada/Dedi Riono

ANAK-ANAK SMA Sutomo 1 Medan diabadikan bersama usai menjuarai basket pelajar Honda Wahidin Cup di GOR Pradipa Perguruan Wahidin Medan, Kamis (12/5). Nicolas sukses melakukan dua kali tembakan dua angka untuk membawa Methodist 2 kembali memimpin 79-75.Wahidin lantas memperkecil kekalahan 77-79 lewat Kalvin, sebelum akhirnya Nicolas menutup laga dengan lemparan dua angka sekaligus memastikan gelar juara bagi

Methodist 2. Meski gagal membawa timnya juara, Kalvin (Wahidin) menjadi top skor pada duel tersebut dengan raihan 40 poin, Nicolas dan Wilson (Methodist 2) menyusul masing-masing dengan 36 dan 25 poin. Sebelumnya, tim putri SMA

Waspada/Dedi Riono

TIM putra SMP Methodist 2 Medan diabadikan bersama Supervisor Promotion CV Indako Trading Co,Yudi Asmara ST (kiri), Kamis (12/5). Sutomo 1 Medan memastikan gelar juara dengan menumbangkan tuan rumah SMA Wahidin 77-43. Diperkuat materi pemain juara Honda DBL 2011, Sutomo 1 memimpin perolehan angka pada setiap kuarternya. Stephanie Yolanda (Sutomo 1) menjadi pemain tersubur

dengan 35 poin. Pada perebutan posisi ketiga, putra SMP Methodist Binjai kembali membuktikan lebih baik dari SMP Sutomo 1 Medan 73-52 dan putri SMA Methodist 2 Medan mengatasi SMAN 1 Medan 51-39. (m42)

PEMAIN depan PPLP Sumut (19) dikawal ketat pemain belakang tim Pra PON Sumut dalam laga ujicoba di Stadion Teladan Medan, Kamis (12/5). -Waspada/Dedi Riono-

Peserta 5K Bank Sumut Binjai Membludak

Pra PON Sumut Ungguli PPLP MEDAN (Waspada): Tim sepakbola persiapan Pra PON Sumut mengemas hasil sempurna atas skuad PPLP Sumut 1-0 pada pertandingan ujicoba di Stadion Teladan Medan, Kamis (12/5). Gol tunggal tim asuhan trio pelatih Rudi Saari, Subono AT dan Mardianto itu dicetak Aidun Sastra Utami pada menit 15. Unggul, tim Pra PON Sumut yang di babak pertama menurunkan pemain lapis kedua kian tampil percaya diri. Kendati begitu, tak lantas membuat anak-anak PPLP Sumut yang sedang dipersiapkan menghadapi Kejurnas antar PPLP di Semarang, Juni men-

Ayam Kinantan Janjikan Menang

datang, patah semangat. Tim yang diarsiteki duet pelatih Syafei Philly danWaluyo Santoso itu beberapa kali mengancam gawang Fandy Ramadhan. Pra PON Sumut menurunkan materi pemain terbaiknya di babak kedua. Namun penampilan penuh percaya diri dibarengi ketenangan dalam bermain, membuat serangan anak-anak Pra PON dapat dimentahkan PPLP. Bahkan pada beberapa kesempatan, lewat serangan balik, pemain depan PPLP kerap mengancam gawang Pra PON. Beruntung kiper Fauzi yang masuk di babak kedua tampil cemerlang untuk mengaankan

Problem Catur Putih melangkah, mematikan lawannya empat langkah.

Jawaban di halaman A2.

BINJAI (Waspada): Peserta lari 5 K Bank Sumut Cabang Binjai membludak dengan mencapai hampir 500 orang hingga Kamis (12/5) di Kantor Dispora Binjai. Ketua PASI Binjai yang juga pimpinan Bank Sumut Cabang Binjai, Syahmirdan Siregar, menjelaskan pelaksanaan lari 5 K akan diselenggarakan Sabtu (14/5) dipelopori Bank Sumut dalam rangka memeriahkan HUT Kota Binjai ke-139. Syahmirdan mengemukakan momen HUT Kota Binjai tersebut akan dimulai dari lapangan Merdeka Binjai dan dilepas Walikota HM Idaham. Dikatakan, lari 5 K dipilih guna mencari bibit asal Binjai. (a04)

MEDAN (Waspada): Pengurus Provinsi (Pengprov) Perbakin Sumut akan menggelar kejuaraan daerah (Kejurda) Menembak Kapoldasu Cup 2011 dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara. Ketua Harian Perbakin Sumut, Musa Idishah (Doddy), di Lapangan Tembak Cemara Asri Medan, Kamis (12/5), mengatakan event digelar menyusul hasil audiensi dengan Kapolda Sumut Irjen Pol Wisnu Amat Sastro belum lama ini. “Kejuaraan ini juga merupakan program kegiatan Pengprov Perbakin Sumut tahun 2011, di mana kita ingin memasyarakatkan olahraga menembak,” ucap Doddy didampingi pengurus Perbakin lain. Dikatakan, kejuaraan terbagi dua bagian, yakni menembak target dengan label Kejurda yang digelar pada Juni, serta kejuaraan safari wisata berburu yang rencananya berlangsung Juli, di Kabupaten Padang Lawas. “Acara juga dibarengi bakti sosial, berupa

pemberian beras kepada warga dan keluarga tak mampu yang berdomisili di sekitar lokasi kegiatan,” papar Doddy. Menurut Doddy, tujuan lain dari kejuaraan adalah menjaring atlet-atlet menembak dari kalangan masyarakat, seperti pelajar dan umum, khususnya di cabang menembak target. Untuk kategori safari berburu, selain menyalurkan hobi atlet berburu, juga untuk membantu masyarakat petani membasmi hama babi. Doddy mengatakan, untuk kejuaraan menembak target atau sasaran yang juga sebagai event kejurda 2011 terbagi dalam empat kelas, yakni air rifle hunting (senapan angin), air pistol (pistol angin), center fire pistol (pistol angin), serta kelas big bore (senapan api jarak 100 meter). Di kategori safari berburu, lima kelas yang dipertandingkan adalah terberat ekor perorangan, berbanyak klub, terberat klub, terkecil ekor perorangan, dan juara umum. (m47)

61 Tim Ikuti Piala Walikota Binjai MEDAN (Waspada): 61 Tim mengikuti turnamen antar Sekolah Sepakbola (SSB) memperebutkan pialaWalikota Binjai di Lapangan Kebun Lada Binjai, 5 Juni mendatang. Demikian disampaikan Ketua Panitia Zulkhairi Lubis, Kamis (12/5). Turnamen ini dibagi dalam tiga kelompok umur (KU), masing-masing U-16 tahun (kelahiran 1 Januari 1995), U-14 tahun (1 Januari 1997) dan U-11 tahun (1 Januari 2000). Dan, sampai kemarin sudah 61 tim memastikan ambil bagian dalam turnamen ini. Panitia menutup pendaftaran hingga 15 Mei mendatang. “Kita harap yang sudah daftar untuk kembali daftar ulang terutama bagi yang belum menyelesaikan administrasinya. Dengan begitu, event bisa berlangsung sukses,” ujarnya. Pendaftaran peserta dibagi dalam tiga kategori. Untuk KU di bawah 16 tahun, panitia

membebani biaya pendaftaran dengan Rp300 ribu per tim. KU di bawah 14 tahun Rp250 ribu dan KU di bawah 11 tahun sebesar Rp200 ribu. Turnamen ini sebagai wujud kepedulian SSB Karang Taruna Binjai menggali potensi bibitbibit pesepakbola usia dini di Sumatera Utara. Untuk itulah, Karang Taruna Binjai berusaha menyukseskan event ini semaksimal mungkin. Sebagai syarat pendafttaran, peserta harus menyerahkan surat pernyataan ikut serta turnamen plus biodata yang dilengkapi dengan pasfoto ukuran 3x4 terbaru, fotokopi ijazah terakhir, akte kelahiran, dan kartu rumah tangga. Bagi pemain yang sudah memiliki kartu atau ID card pengesahan yang dikeluarkan Pengcab PSSI kabupaten/kota masing-masing, SSB tersebut tak perlu lagi membawa persyaratan yang telah ditentukan panitia. (m18)

gawangnya. “Tim meraih kemenangan, tapi saya belum puas karena para pemain tidak tampil dengan performa terbaik, bahkan terkesan kurang berani menguasai bola. Untuk itu, kita akan melakukan evaluasi setelah pertandingan ini,” ujar Rudi Saari seraya mengatakan timnya butuh latih tanding lebih banyak lagi dengan tim-tim kuat di Sumut. Manajer Tim Pra PON Sumut, Chandra Syuhada Sinaga SE, mengatakan pemain akan dilibatkan dalam program outbound untuk lebih mematangkan persiapan. “Kita berharap nantinya pemain lebih kompak,” katanya. (m42)

TTS TOPIK

Sudoku

MIMBAR JUMAT Mendatar

1. Benar; Hadis ____ adalah hadis yang terkuat statusnya karena sanadnya dan perawinya terpercaya. 4. Imam hadis kedua setelah Imam Bukhari. 7. Haji kecil. 9. Judul suratAl Quran ke-93 disebut HR Dailami sebagai karunia Allah kepada pembacanya dan disimpan Rasulullah untuk umatnya pada hari kiamat. 11. Ungkapan penyesalan pada seseorang. 12. Imam hadis ke empat yang nama lengkapnya Abu Isa Muhammad bin Isa bin Saurah bin Musa. 14. Salah satu dari empat takdir yang dituliskan untuk janin dalam kandungan. 15. Huruf ke-17 abjad Arab. 16. Nama ayat 255 QS Al Baqarah. 18. Judul suratAl Quran ke-55 disebut HR Baihaqi sebagai pengantin Al Quran. 19. Rukunnya termasuk percaya pada Allah. 21. Dikumandangkan setelah azan. 22. Sangkakala; Terompet. 25. Suku berasal dari Timur Tengah. 26. Cemburu; Dengki. 27. Kota Nabi Muhammad SAW.

Menurun

2. Singkatan hajjah. 3. Masa halangan beribadah bagi wanita. 4. Perasaan karena berbuat sesuatu yang tidak baik. 5. Ucapan akhir shalat. 6. Shalat yang disunahkan mandi lebih dahulu sebelum pergi ke masjid. 8. Satu dari dua surat Al Quran yang disebut Al Muawwidzatain. 9. Judul suratAl Quran ke-44 disebut HR Tirmidzi pembacanya dimohonkan ampun oleh 70.000 malaikat. 10. Juru dakwah. 13. Salah satu dari empat takdir yang dituliskan untuk janin dalam kandungan. 14. Dua surat Al Quran, selain Ali Imran, yang disebut HR Muslim sebagai pembela bagi pembacanya pada hari kiamat 17. Al-_____, surat Al Quran terdiri dari empat ayat memurnikan keesaan Allah. 20. Orang yang ahli dan memiliki wewenang dalam hukum Islam. 22. Negara Islam Indonesia. 23. Ar-____, surat Al Quran tentang kerajaan Romawi (kini Italia). 24. Bapak.

Isi kotak kosong dengan angka 1 sampai 9. Tidak boleh ada pengulangan angka mendatar, menurun, maupun di dalam kotak 3x3 bergaris tebal. Tidak ada keterlibatan matematika, hanya membutuhkan pertimbangan dan logika. Tingkat kesulitan: sangat sulit (*****), bisa diselesaikan dalam waktu kurang dari 20 menit. Jawabannya lihat di halaman A2 kolom 1.

6 6 3 5 8 2 1 3 4 5 8 4

4 3

5 7

1 1

6 4 8

6 9 8 7 1 3 3 d03


Sport A12 Kemenangan Emosional LeBron MIAMI, AS (Waspada): Miami Heat menyudahi perlawanan Boston Celtics dengan gemilang kala mencetak 16 poin beruntun tanpa balas untuk menyudahi seri kedua tim 4-1 dan meraih tiket final Wilayah Timur, Kamis (12/5). Heat menang 97-87 dan merebut status sebagai jawara Wilayah Timur di American Airlines Arena, Miami. Dwyane Wade mencatat 34 poin 10 rebound, LeBron James melesakkan 39 angka, sedangkan Chris Bosh mengoleksi 14 poin 11 rebound.

Menghadapi pemain Heat yang lebih muda dan atletis, Celtics tampak kewalahan. Celtics mencatat tiga kemenangan dalam tiga pertemuan di awal musim, tetapi kalah lima kali pada enam duel terakhir. Bagi Miami, ini merupakan pembuktian hasil transfer jitu

dua musim terakhir. Setelah Wade, di awal musim Heat mendapat kekuatan baru kala LeBron dan Chris Bosh bergabung. Menurut LeBron, apa yang dilakukan Heat mirip dengan Celtics beberapa tahun lalu dengan merekrut sejumlah bintang, seperti Ray Allen, Paul Pierce, dan Kevin Garnett. “Ini merupakan pertandingan yang emosional buat saya. Perasaan saya campur aduk. Tapi, saya bahagia kami bisa lolos (ke final) sebagai sebuah tim,” ujar LeBron yang langsung di-

kerubungi awak media usai pertandingan. Tinggal selangkah untuk merebut cincin juara NBA pertamanya, LeBron harus terlebih dahulu memimpin rekan-rekannya mengatasi lawan di final Wilayah Timur. Nantinya, calon penjegal Heat adalah pemenang seri antara Chicago Bulls dan Atlanta Hawks. Saat ini, Bulls unggul 3-2. Di Oklahoma City Arena, keberhasilan menyamakan seri 2-2 dilanjutkan tuan rumah Thunder dengan performa

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

apik. Berkat kemenangan 9972, Thunder pun mengungguli Memphis Grizzlies 3-2. Seperti di game empat yang diakhiri lewat tiga kali overtime, Kevin Durant kembali menjadi motor utama kemenangan bagi Thunder. Forward ini terpilih sebagai pemain terbaik dengan torehan 19 angka dan tujuh rebound. Kemenangan ini membuat Thunder hanya butuh satu kemenangan untuk melaju ke final Wilayah Barat menantang Dallas Mavericks. (m33/ap)

Federer Pulang Lebih Cepat ROMA (Waspada): Tanpa diduga sebelumnya, Roger Federer (foto) secara mengejutkan harus angkat koper di turnamen Roma Masters 2011. Petenis Swiss itu disingkirkan oleh Richard Gasquet (Prancis) pada babak ketiga 6-4, 6-7 (2), 6-7 (4), Kamis (12/5). Padahal, Federer selalu menang dalam delapan pertemuan terakhir dengan Gasquet. Sepanjang laga, Federer pun melakukan serangkaian kesalahan yang tidak perlu dilakukan oleh petenis sekelasnya. Alhasil, Gasquet memanfaatkan momentum tersebut. Di lain pihak, Rafael Nadal berhasil memesan tiket perempatfinal. Meski sempat terkena demam, Nadal tetap terlalu tangguh bagi Feliciano Lopez yang dikalahkan 6-4, 6-2. Usai pertandingan, si kidal pun mengaku sempat mengalami demam. “Saya sempat mengalami demam tadi malam dan baru memutuskan untuk bermain pada beberapa menit saja,” cerita Nadal yang menjadi juara di Roma sebanyak lima kali dari enam tahun terakhir “Saya pergi ke dokter dan dia mengatakan untuk istirahat dan melihat hasilnya nanti. Itu yang saya lakukan. Saya membaik dan pertandingan berlangsung lebih baik ketimbang sebelumnya,” tandasnya. Di babak delapan besar, Nadal akan bertemu Marin Cilic (Kroasia). Cilic lolos setelah menyingkirkan petenis Amerika Serikat (AS) Mardy Fish 7-6, 6-3. Tomas Berdych juga lolos ke perempatfinal. Unggulan ketujuh asal Republik Ceko ini menundukkan Jarkko Nieminen (Finlandia) 6-2, 6-7, 6-2 dan langsung bertemu Gasquet. (m33/ap)

AP

LEBRON JAMES (kanan) bergaya di samping Paul Pierce tak lama setelah three point yang dilontarkan masuk pada game kelima playoff semifinal Wilayah Timur di American Airlines Arena, Miami, Kamis (12/5).

Rossi Janji Kompetitif

AP

AP

Wozniacki Pasang Target ROMA (Waspada): Petenis putri terbaik dunia, Caroline Wozniacki (foto), membidik mahkota turnamen Rome Masters 2011. Selain gelar Prancis Terbuka 2011, tekad bulat Wozniacki ini bisa dimaklumi menyusul kemenangan mudah di putaran kedua, Kamis (12/5). Dalam pertandingan di Forco Italico, Woznicaki masih terlalui tangguh buat petenis Australia Anastasia Rodionova yang dikalahkan 6-2, 6-0. Atas kemenangan ini,Wozniacki akan berhadapan dengan Yanina Wickmayer di putaran ketiga. Petenis Belgia ini secara mengejutkan menuntaskan perlawanan wakil Serbia Ana Ivanovic 2-6, 7-6 (4), 6-3. “Target utama saya tahun ini adalah grand slam. Saya ingin memenangkan satu gelar, tapi itu bukan bencana jika gagal meraihnya,” katanya. Di laga lainnya, petenis unggulanVictoria Azarenka berhasil menapaki babak ketiga setelah menekuk wakil Italia, Sara Errani. Petenis Belarus itu unggul 6-1, 6-2 dan akan mencoba ketangguhan petenis belia Rusia, Anastasia Pavlyuchenkova. Petenis Australia Samantha Stosur pun meraih tiket babak berikutnya kala menumbangkan Polona Hercog (Slovenia) 6-3, 6-4. Laju petenis China Li Na juga belum tertahan. Melawan petenis Ceko Jarmila Gajdosova, Li menang 6-2, 6-1. Jelena Jankovic juga menyusul rekanrekannya usai menang atas Anabel Medina Garrigues (Spanyol) 6-4, 2-6, 6-2. Maria Sharapova melanjutkan konsistensinya dengan memulangkan petenis Israel Shahar Peer 6-2, 6-2. Petenis Rusia lain, ElenaVesnina, bernasib sial ketika disingkirkan Greta

Arn (Hungaria) 6-3, 6-7, 6-7. Daniela Hantuchova, pun menuai kekalahan. Si Hantu asal Slovakia ini menyerah dari Francesca Schiavone (Italia) 6-3, 2-6, 5-7. (m33/ap)

LE MANS, Prancis (Waspada): Valentino Rossi (foto) optimistis menghadapi MotoGP Perancis akhir pekan ini. The Doctor merasa Ducati Desmosedici GP11 miliknya sudah lebih kompetitif dalam hal kecepatan menyusul hasil tes di Sirkuit Estoril, pekan lalu. Sehari setelah melakoni MotoGP Portugal, di mana dirinya harus puas finish kelima saat dilewati Andrea Dovizioso menjelang garis akhir, Rossi dan semua pembalap MotoGP

menjalani tes di sirkuit yang sama. Dalam ujicoba tersebut, Rossi memakai motor yang sudah mendapat upgrade. Hasilnya, The Doctor mencatat waktu terbaik kelima. Kini, juara dunia tujuh kali MotoGP tersebut merasa motornya lebih sensitif dan mesinnya lebih halus. Pembalap berusia 32 tahun asal Italia ini yakin dua faktor tersebut akan membuat Ducati lebih kompetitif di Le Mans. “Dari hasil tes, kami bisa konfirmasi sudah mulai bergerak

ke arah yang benar. Meskipun masih pada fase pertama, kami berharap bisa menemukan setting yang bagus untuk Le Mans hingga bisa lebih cepat saat kualifikasi,” ujar Rossi, Kamis (12/5). Sebaliknya, kenangan menduduki podium ketiga pada 2007 silam membuat Casey Stoner terbuka peluangnya meraih gelar juara dunia empat tahun silam saat masih memperkuat Ducati. Setelahnya, rider asal Australia ini kesulitan menoreh hasil

AP

bagus di MotoGP Prancis. Bercermin dari itu, Stoner berharap bisa menyudahi balapan dengan prestasi menggembirakan

nantinya. “Sesi latihan akan sangat penting. Saya sudah tidak sabar,” sambung Stoner. (m33/auto)


Sumatera Utara

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Kota Medan B. Aceh Binjai Bireuen B. Pidie G. Sitoli K. Jahe Kisaran Kutacane Langsa

Zhuhur 12:24 12:37 12:25 12:32 12:31 12:28 12:25 12:20 12:27 12:27

‘Ashar 15:43 15:55 15:44 15:50 15:50 15:48 15:44 15:40 15:46 15:45

Magrib 18:32 18:48 18:33 18:42 18:41 18:34 18:32 18:28 18:35 18:36

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

19:43 19:59 19:44 19:53 19:52 19:44 19:43 19:39 19:46 19:47

04:46 04:57 04:47 04:52 04:52 04:53 04:48 04:43 04:49 04:48

04:56 05:07 04:57 05:02 05:02 05:03 04:58 04:53 05:08 04:58

L.Seumawe 12:30 L. Pakam 12:23 Sei Rampah12:22 Meulaboh 12:34 P.Sidimpuan 12:22 P. Siantar 12:22 Balige 12:22 R. Prapat 12:19 Sabang 12:37 Pandan 12:24

06:14 06:25 06:14 06:20 06:20 06:20 06:15 06:11 06:17 06:15

Zhuhur ‘Ashar 15:48 15:42 15:41 15:53 15:42 15:42 15:42 15:39 15:55 15:44

B1

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

Zhuhur ‘Ashar

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

18:40 18:31 18:31 18:43 18:27 18:30 18:29 18:26 18:48 18:30

19:51 19:42 19:42 19:54 19:38 19:41 19:40 19:36 19:59 19:40

04:50 04:45 04:44 04:56 04:47 04:45 04:46 04:43 04:56 04:48

05:00 04:55 04:54 05:06 04:57 04:55 04:56 04:53 05:06 04:58

Sibolga Sidikalang Sigli Singkil Stabat Takengon T.Balai Tapaktuan Tarutung T.Tinggi

12:23 12:25 12:35 12:28 12:25 12:31 12:20 12:30 12:23 12:22

18:30 18:32 18:45 18:34 18:33 18:40 18:27 18:38 18:29 18:30

19:40 19:43 19:56 19:45 19:44 19:51 19:38 19:49 19:40 19:41

04:48 04:48 04:55 04:51 04:47 04:52 04:43 04:52 04:47 04:45

04:58 04:58 05:05 05:01 04:57 05:02 04:53 05:02 04:57 04:55

Panyabungan 12:20 Teluk Dalam12:27 Salak 12:25 Limapuluh 12:21 Parapat 12:23 GunungTua 12:20 Sibuhuan 12:20 Lhoksukon 12:29 D.Sanggul 12:24 Kotapinang 12:18 AekKanopan 12:20

06:18 06:13 06:12 06:23 06:14 06:13 06:14 06:11 06:24 06:15

15:44 15:45 15:53 15:47 15:44 15:50 15:39 15:49 15:43 15:41

Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut

06:15 06:16 06:22 06:19 06:14 06:20 06:10 06:20 06:14 06:12

Zhuhur ‘Ashar 15:41 15:48 15:45 15:40 15:43 15:40 15:40 15:48 15:43 15:38 15:40

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

18:25 18:32 18:32 18:29 18:30 18:26 18:25 18:39 18:30 18:24 18:27

19:36 19:43 19:43 19:40 19:41 19:37 19:36 19:50 19:41 19:35 19:38

04:46 04:53 04:49 04:44 04:46 04:45 04:45 04:50 04:48 04:43 04:44

04:56 05:03 04:59 04:54 04:56 04:55 04:55 05:00 04:58 04:53 04:54

06:13 06:20 06:16 06:11 06:14 06:12 06:12 06:18 06:15 06:10 06:11

Jembatan Paku Penghubung Sergai-DS Kian Memprihatinkan

Waspada/Edi Saputra

PENGGUNA jalan berhati-hati saat melintasi jembatan Paku yang menghubungkan Kab.Sergai dan Kab.Deliserdang yang kondisinya kian mengkhawatirkan. Foto direkam, Kamis (12/5).

Masyarakat Binjai Utara Protes Kafe BINJAI (Waspada): Masyarakat Kelurahan Jati Karya dan Jati Makmur Kec. Binjai Utara memprotes keberadaaan Kafe Youngyoung. Surat protes ditandatangani puluhan warga dikirim ke Lurah dan ditembuskan ke Walikota, Ketua DPRD, Dinas Pariwisata, Kapolres, Dan Dim 0203 Langkat, dan Camat Binjai Utara. Beberapa pemuka masyarakat yang enggan disebutkan namanya, Rabu ( 11/5) mengemukakan, di Jalan T.Amir Hamzah saja ada tiga kafe yang menganggu ketenteraman masyarakat. Ada kafe tanpa nama yang disinyalir menyediakan wanita penghibur. Kini, kafeYoung-Young beroperasi di Pasar IV, Kelurahan Jati Utama, dipindahkan ke Pasar V, Kelurahan Jati Karya. Kafe tersebut menurut tokoh masyarakat, buka sampai pukul 02:00 dan suara musik dari kafe itu menganggu ketentraman masyarakat. Tokoh pemuda setempat meminta Dinas Pariwisata meninjau izinnya. Begitu juga Kapolres hendaknya meneliti izin keramaiannya.(a04)

Anggota DPRDSU Reses P.BRANDAN ( Waspada ): PT Semen Padang Sumbar akan menyalurkan bantuan kepada Ikatan Keluarga Minang (IKM) Langkat untuk pembangunan gedung di Jalan By Pass. Hal itu menurut H Yan Syahrin SE, anggota DPRD Sumut saat mengadakan Reses di Dapil XI Langkat/Binjai di pendopo kediaman Yan di Jalan Datuk, Kec.Babalan, Selasa (10/5). Hadir dalam acara itu Camat Babalan diwakili Khairul Harahap, Sekcam Sei.Lepan, tokoh masyarakat Asri Chan, DHD 45 H Asnawi Daud, tokoh pemuda, Kades /Lurah, Sei Lepan, Babalan, Gebang, mahasiswa, pers dan lainnya.(c01 )

Penulis Judi Hongkong Ditangkap P.BRANDAN (Waspada): Seorang tersangka penulis toto Hongkong Ir alias Iwan, 34, abang beca, warga Pasarpipa, Gang Amelia, Kel. Sei Bilah Timur, Kec. Sei. Lepan, ditangkap Reskrim Polsek P.Brandan, Selasa (10/5) malam. Tersangka ditangkap di warung Sahyan, tak jauh dari rumahnya. Dari juru tulis judi kupon tebakan angka itu, petugas menyita barang bukti di antaranya satu blok kertas, kalkulator, pulpen, kertas rekapan hasil penjualan kupon, buku tafsir mimpi, dan uang tunai hasil penjualan Rp360 ribu. Kepada juru periksa, Ir mengaku, omset penjualannya ratarata per hari Rp700 ribu dan ia mendapatkan fee 20 persen dari hasil penjualan. Kapolsek P.Brandan, AKP HM. Kosim Sihombing, dikonfirmasi Waspada, Rabu (11/5) membenarkan. (a02)

IPQAH Binjai Adakan Haflah Al Quran BINJAI (Waspada): Ikatan Persaudaraan Qari/Qariah dan Hafiz/Hafizah ( IPQAH) Kota Binjai melaksanakan Haflah Al Quran, Minggu ( 15/5) malam di Jalan Gatot Subroto. KetuaIPQAHBinjaiHMYusuf,SH.M.HumdidampingiSekertaris Adenan Haris,SAg menjelaskan, Kamis (12/5) Haflah Al Quran diikuti qari maupun qariah tingkat nasional dan internasional dari Sumatera Utara. “Dengan haflah Al Quran akan menggugah masyarakat gemar membaca dan belajar Al Quran,” ujar Yusuf. Selain haflah Al Quran, IPQAH akan memberikan penghargaan kepada pembina dan pemerhati Al Quran. Penghargaan kepadapembina dan pemerhati yang diseleksi dan dibawa dalam rapat pleno pengurus IPQAH. Penghargaan itu bertujuan menghargai kinerja tokoh agama Islam yang mau membina generasi muda membaca Al Quran serta tokoh yang mau memberikan pendidikan tentang Al Quran maupun tafsirnya,sehingga memberikan arah yang positif kepada umat. (a04)

Milad Reuni Akbar Ponpes Ulumul Quran Stabat Dapat Dukungan STABAT(Waspada): Bupati Langkat sangat mendukung Milad ( ulang tahun) ke 25 dan reuni akbar Ponpes Ulumul Quran Stabat. Ketika menerima panitia Milad dan reuni Pondok Pesantren Ulumul Quran Stabat di kediamannya Selasa ( 10/5) yang dipimpin ketuanya H Ahmad Mahfudz,Wakil Ketua Zulfikar Hasibuan dan Sekretaris Ahmad Syukri. Bupati Langkat berharap alumni Pesantren Ulumul Quran Stabat meningkatkan kualitas pendidikan, terutama pemahaman Al Quran. Bupati Langkat menyatakan kesediaan hadir. Zulfikar Hasibuan menyebutkan Kamis (12/5), panitia sudah bekerja maksimal ,pada acara Milad akan dilaksanakan pelantikan pengurus Ikatan Alimni Pondok Pesantren Ulumul Quran, sekaligus pemerian cendera mata. Acara puncak dilaksanakan Minggu( 15/5), sebelumnya Sabtu( 14/5) diselenggarakan Haflah Al Quran oleh qari dan qariah nasinal dan internasional. (a04)

Rumah Dinas Hakim Digerebek Petugas Amankan SS BINJAI (Waspada) : Rumah Dinas Kehakiman di Jalan Kolonel Achyar Lingkungan IV, Kelurahan Tangsi, Kecamatan Binjai Kota, Rabu (11/5) yang ditempati LB yang bertugas di kehakiman tinggi di Medan digerebek anggota Brimob Binjai dan mengamankan satu ons sabu- sabu bersama tersangkanya yang berinitial S, 26, warga Kel. Nangka, Binjai utara.

Kini S bersama barang buktinya diamankan di Brimob DetasemenABinjaikarenamasih dalam pemeriksaan dan pengembangan oleh pihak Brimob. Kapolres Binjai AKBP Rina Sari Ginting, Kamis (12/5) ketika dikonfirmasi melalui Kasat Narkoba AKP Achyaruddin membenarkannya. Soal penggerebekan rumah dinas milik kehakiman itu sampai saat ini pihaknya belum menerima tersangka dan pemilik sabu- sabu. Keterangan yang dikumpulkan, sebelumnya polisi men-

dapat informasi dari masyakat kalau di rumah LB, seorang hakim yang pernah juga menjadi hakim di Binjai ada menyimpan sabu-sabu. Petugas begitu mendapat informasi tersebut langsung mengadakanpengembangandan langsung ke rumah milik LB tersebut. Petugas begitu melihat ada seseorang yang sedang menonton TV kemudian mengadakan penggerebekan dan mengamankan satu ons sabu-sabu. (a05)

Fadly Nurzal: Sergai Harus Buat Yang Terbaik Untuk MTQ Sumut SEIRAMPAH (Waspada) : Keputusan penetapan Kab. Sergai sebagai tuan rumah pelaksanaan MTQ Sumut adalah keputusan tepat. Selain berada di pantai Timur Sumut dan sebelumnya MTQ dilaksanakan pantai Barat (Mandailing Natal), Sergai juga daerah baru yang strategis, potensial dan sedang berkembang dimana kondisi sosial serta tradisi keagamaannya cukup baik. Karena itu semua pihak baik Pemkab Sergai apalagi Pemprovsu harus memberikan dukungan maksimal terhadap pelaksanaan MTQ tersebut. Demikian dikatakan Fadly Nurzal, (foto) Ketua DPW PPP SumutyangjugaKetuaFraksiPPP DPRD Sumut menyampaikan pandangannyaketikaresesdiSergai. Lebih lanjut Fadly menambahkan, selain MTQ diharapkan mempengaruhi tampilkan keagamaan rakyat menjadi lebih baik namun efek turunannya berpengaruh kepada perekonomian rakyat, maka untuk seluruh peralatan yang digunakan jangan terbuang percuma karena setelah MTQ tersebut harus juga lokasi pelaksanaan MTQ tersebut dapat

dimanfaatkan untuk kegiatannya lainnya semisal keagamaan budaya, seni maupun pariwisata. Karenaitusemuapihakharus memberikan dukungan agar persiapan Sergai ke arah itu tidak terpengaruh berbagai peraturan yang menyulitkan yang mengakibatkanpersiapanpelaksanaan MTQ tersebut terhambat dan berbagai sarana pendukungnya tidak bisa dimanfaatkan untuk kepentingan Sergai setelah MTQ selesai nantinya. Ke depan penggunaan anggaran sosial haruslah dapat dimanfaatkan secara berkepanja-

ngan, sehingga anggaran tidak terpakai dari itu ke itu saja bahkan terkadang menjadi mubazir karena aturan yang terlalu ketat tanpa ada solusi. Anggota DPRD Sumatera Utara dari Daerah Pemilihan III Kab.Serdang Bedagai dan Kota Tebingtinggi. Tim dipimpin H Alamsyah Hamdani dan Sekretrais Ny Hj Evi Diana Erry serta Fadly Nurzal diterima di ruang rapat Bupati komplek kantor bupati di Sei Rampah, Rabu (11/5). Dalam kunjungan yang juga dihadiri oleh para Kadis, Asisten dan staf ahli bupati tersebut Erry Nuradi memaparkan permasalahan maupun isu-isu yang berkembang dan mempengaruhi percepatan pembangunan yang membutuhkan perhatian dan tindaklanjutdaripemerintahprovinsi maupun pemerintah pusat. Mengakhiri pertemuan, Bupati Sergai Ir HT Erry Nuradi, MSi mengapresiasi segala perhatian dan dukungan dari para anggota legislatif yang hadir, dan meminta agar para legislatif dari daerah pemilihan III untuk terus memperjuangkan kepentingan kabupaten ini. (m14/a08)

KOTARIH (Waspada): Jembatan Paku yang menghubungkan Dusun IV Lembah Sari Desa Kotarih Baru, Kec. Kotarih, Kab.Serdang Bedagai dengan Desa Paku, Kec.Galang Kab.Deliserdang kondisinya saat ini kian mengkhawatirkan. Nurul, 50, warga Dusun Banten, Desa Kotarih Baru Kec. Kotarih mengatakan, kondisi jembatan pakuitukianharikianparahdanmemprihatinkan. Pada sisi tengah jembatan sudah terlihat miring dan paku-paku lantainya yang terbuat dari papan sudah pada longgar, jelasnya kepada Waspada, Kamis (12/5) di desa itu. “Padahal jembatan fungsinya itu sangat vital sebagai satu-satunya arus transportasi masuk dan keluar Kec.Kotarih dalam mengangkut berbagai macam hasil bumi, kami sangat mengharapkan segera pembangunannya agar geliat perekonomian di Kec. Kotarih meningkat,” harap Nurul. Menurut warga sekitar salah satu penghambat percepatan pertumbuhan perekonomian di kec. Kotarih adalah sarana jembatan yang belum memadai sehingga pelaku usaha yang akan berinvestasi terpaksa mengurungkan niatnya ketika meilihat kondisi jembatan. “ Saya rutin melintasi jembatan ini 3 kali terkadang menggunakan beca bermotor (betor) dan pickupselamasatuminggudanketikamelintasinya harus ekstra hati-hati karena paku (pengikat) lantai jembatan sudah banyak yang terlepas dan badan jembatan miring, serta kecilnya badan jembatankamiterpaksaantriuntukmelintasinya,”

imbuh Joni Silitongga,40, Pedagang kelontong warga Lubuk Pakam, Kab.Deliserdang. Kadis Bina Marga Kab.Sergai melalui Sekretaris, Ir Endar Sutan Lubis ketika dihubungi Waspada mengatakan sejak tahun 2008, setiap tahunnya usulan pembangunan jembatan Paku yangmenghubungkanKab.SergaidenganDeliserdang ke Dinas Binamarga Provsu, bahkan tahun inijugakitaajukanpermohonanserupa,terangnya. Sementara itu Anggota DPRD Sumut, Daerah PemilihanIII(Kab.SergaidanPemkoTebingtinggi) H Fadly Nurzal, SAg menuturkan, sejak tahun 2010 jembatan Paku merupakan usulan utama kami dan realisasinya belum kita cek, selain menghubungkan dua kabupaten, turunan program mempercepat pembangunan di tingkat desa agar tidak tertinggal dari pembagunan di kota, tuturnya ketika dihubungi Waspada. “ Sehingga Pemprovsu harus segera merealisasikan usulan itu dan kalau penyebaran sarana transportasi itu tidak terlaksana, Pemprovsu dinilai gagal dalam proses pembangunan itu sendiri,” ketus H Fadly Nurzal yang juga Ketua DPW PPP Sumut. Pantauan Waspada, jembatan Paku dengan panjang sekira 86 meter dan lebar 4 meter lebih melintasi Sungai Buaya kondisinya kian mengkhawatirkan karena sebahagian rangkanya yang terbuat dari besi sudah mulai keropos, sedangkan lantainya dari kayu sudah ditambal sulam dan badanjembatanbahagiantengahnyatelahmiring. (c03)

650 Ha Pertanian T. Morawa Tidak Miliki Irigasi Warga Desa Wonosari Unjukrasa TANJUNGMORAWA (Waspada): 650 hektare lahan pertanian di DesaWonosari, Tanjungmorawa, Deliserdang tidak memperoleh fasilitas irigasi, akibatnya puluhan warga menggelar unjukrasa di jalan desa, Rabu (11/5). Unjukrasadiwarnaipemblokiranjalandengan menanam pohon pisang di jalan sebagai ungkapan kekesalan warga. Selain menuntut fasilitas irigasi, warga juga menagih janji Bupati Deliserdang untuk pengaspalan jalan. Dalam orasinya, Vintor Saibun Sirait, 43, warga Dusun XVI, DesaWonosari mengatakan, sekira150kepalakeluargadiDusunXVImenggantungkan hidup dari pertanian palawija berupa padi. Disebutkan, sebelumnya desa itu salah satu daerah penopang swasembada pangan, karena lahan pertanian itu dilengkapi dengan fasilitas irigasi dari aliran Sungai Batu Gingging. Namun, lima tahun terakhir irigasi tidak lagi berfungsi karena debit air dari Sungai Batu Gingging tidak memungkinkan lagi. “Karena warga sekitar hidup mengandalkan pertanian tanaman padi, petani terpaksa membuat sumur bor masing-masing di areal persawahan untuk kebutuhan air,” katanya. Diungkapkan, dengan penggunaan sumur bor biaya produksi untuk tanaman padi sangat

tinggi sehingga hasil penjualan gabah tidak seimbang dengan biaya yang dikeluarkan. “Setiapmalamkamiterpaksaharusmenyewa mesin pompa dengan membeli bensin agar padi yangkamitanamdapatmenghasilkan,”ujarVintor. Dalam orasi yang dijaga puluhan personil PolresDeliserdang,merekajugamenudingBupati Deliserdang terkesan tidak peduli terhadap kelangsungan hidup mereka. “Dalam Musrembang, permintaan fasilitas irigasi itu sudah sering diajukan, namun permintaan itu terkesan tidak pernah direalisasikan. Sebelumnya, Pemkanb menjanjikan pola pompanisasi mengandalkan Sungai Belumai untuk pengairan, namun hal itu pun tidak pernah terealisasi,” jelasnya. Menanggapi keluhan warga, anggota DPRD Deliserdang Apoan Simanungkalit yang turun ke lokasi mengatakan, perbaikan irigasi persawahan itu sudah delapan kali diajukan dalam Musrembang, namun pihaknya tidak mengetahui secara jelas kenapa permintaan petani yang sangat wajar itu belum juga direalisasikan. Dihadapan petani, Apoan Simanungkalit yang juga ketua Fraksi PDI-P Deliserdang berjanji akan tetap mengedepankan aspirasi petani Desa Wonosari melalui sidang paripurna sehingga permintaan petani dapat direalisasikan. (c02)

Terlibat Penipuan, Dua Nenek Diamankan Petugas SEIRAMPAH (Waspada): Terlibat kasus penipuan dua nenek yang masih berstatus kakak beradik, NAL, 72, dan adiknya SAR, 58, akhirnya diamankan petugas Polsek Firdaus dari rumah merekadiDusunISinangkung,DesaSeiRampah, Kec. Sei Rampah, Kab.Serdang Bedagai, Rabu (11/5) sekira pukul 15:00 Sumber di Kepolisian menyebutkan kedua nenek ditangkap adanya laporan atas kasus penipuan terhadap 42 orang yang dijanjikan akan dipekerjakan sebagai tenaga honor di kantor PN (Pengadilan Negeri) Kab.Sergai. Pengakuan salah seorang korban, Nurleli ,23, kedua tersangka mengaku bisa memasukkan dirinya sebagai tenaga honorer di kantor PN Sergai yang akan berdiri pada bulan Mei 2011 dengan syarat menyerahkan uang administrasi sebesar Rp 1 juta, Menurut Nurleli, Ilham,55, yang masih keponakan mereka yang bekerja sebagai pegawai di rutan Tanjung Gusta bisa memasukkan kerja di PN Sergai yang akan berdiri tahun ini. Ditambahkan, uang yang telah diserahkan

kepada tersangka pada bulan Januari 2011 lalu, saat ditanya kepastiannya kedua nenek itu selalu saja menghindar.“Katanya uang telah diserahkan pada Ilham untuk uang adminitrasi, ternyata ketika kami datangi alamat dan kerja Ilham tidak benar,”keluh Leli. Hal serupa juga dialami Nur Hayati,32, tetangga pelaku yang harus menyerahkan uang sebesar Rp1 juta agar bisa bekerja sebagai tenaga honorer yang ternyata hanya tipuan, bukan kami saja korbannya tetapi puluhan orang, cetusnya. Terpisah SAR mengatakan, mereka hanya jadi korban keponakannya, Ilham lah yang minta mereka mencarikan orang dan selanjutnya uang tersebut sudah diserahkan Ilham sebagai syarat untukbekerjadikantorPNSergaidan yangkatanya akan dibangun bulan Mei 2011, terangnya sedih disela pemeriksaan di Mapolsek Firdaus. Kapolres Sergai melalui Kapolsek Firdaus AKP HelmiYusuf, ketika dikonfirmasi Waspada, Kamis (12/5) membenarkan dan pihaknya telah mengamankan kedua pelaku yang saat ini telah kita titipkan ke LP Tebingtinggi. (c03)

Kadisdik Sergai Monitoring UN SD Di Sipispis SiPISPIS (Waspada) : Kepala Dinas Pendidikan Serdang Bedagai H Rifai Bakri Tanjung didampingi Sekretaris Disdik Eddi Syahputra dan Kabid Sarana dan Prasarana Hasrul Sani Dalimunthe melakukanmonitoringUjianNasional (UN) siswa SD hari terakhir di Kec.Sipispis, Kab.Serdang Bedagai, Kamis (12/5) pagi. Menurut Kepala Cabang Dinas Pendidikan Sipispis Ishak, jumlah siswa SD peserta UN di Kec.Sipispistahunpelajaran20102011 sebanyak 655 orang yang digelar di 34 SDN. Menurut data yang diperoleh di kantor Disdik Serdang Bedagai, siswa setingkat SD atau MI negeri maupun swasta yang mengikuti UN di 17 kecamatan di Serdang Bedagai tercatat 12. 077 orang yang berasal dari 421 SDN, 25 SD swasta, 14 MIN dan 19 sekolah MIS.

Dari jumlah 469 sekolah pelaksanaan UN menggunakan 815 ruangan kelas dengan jumlah pengawas sebanyak dua orang setiap kelas yang ditugaskan dari sekolah yang berbeda (sistem silang murni). Kadisdik Sergai H Rifai Bakri Tanjung mengatakan, pelaksanaan UN tingkat SD tahun pelajaran 2010-2011 yang digelar selama tiga hari di Serdang Bedagai berjalan aman, tertib dan lancar tanpa ada kendala yang berarti. “Ini semua terlaksanan dengan baik berkat bimbingan dan arahan Bupati Serdang Bedagai HT Erry Nuradi yang merupakanpemimpinyangsangatpeduli terhadap dunia pendidikan dan juga sektor lainnya,” katanya. Bupati Sergai HT Erry Nuradi bukan saja peduli untuk membangun sarana dan prasarana pendidikandiSerdangBedagai,tetapi

juga peduli untuk membangun ilmu (SDM) kepada para insan pendidik agar guru di Serdang Bedagaimenjadiguruprofesional yang siap pakai dan memapu meningkatkan mutu pendidikan diTanah Bertuah Negeri Beradat. Selain itu, kata Kadisdik, agar para guru tidak tersandung hukum baik itu pelanggaran hukum pidana maupun hukum perdata Bupati HT Erry Nuradi telah mengupayakan memberikan penyuluhanhukumyangdisampaikan Kapoldasu Wisjnu Amat Sastro dan Kajatisu AK Basuni Masyarif yang dilaksanakan di kantor Disdik Sergai di Sei Rampah. “Untuk itu semuanya perlu kita syukuri dan mari kita doakan agar kedepan Bupati Sergai HT Erry Nuradi bisa mendapat jabatan yang lebih baik lagi. Karena Erry Nuradi sosok pemimpin yang bijaksana, berwibawa dan merakyat,” kata Kadisdik. (a08)

Waspada/Eddi Gultom

BUPATI Sergai HT Erry Nuradi didampingi Kadisdik H Rifai Bakri Tanjung, MAP saat memberikan cendramata kepada Kajatisu AK Basuni Masyarif SH,MH di ruang kerja bupati sebelum menyampaikan pembinaan dan peningkatan pengetahuan tentang kesadaran hukum terhadap guru di Disdik Serdang Bedagai di Sei Rampah, Kamis (5/5).


Sumatera Utara

B2 Pemimpin Umum Dr. Hj. Rayati Syafrin Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab H. Prabudi Said Wakil Pemimpin Umum/Wapemred H. Teruna Jasa Said Wakil Penanggung Jawab H. Sofyan Harahap Redaktur Senior H. Azwir Thahir

Wartawan Kota Medan: Umum: Zulkifli Harahap, Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Ayu Kesumaningtyas, David Swayana, Gito AP, Rizaldi Anwar, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Rustam Effendi, Mursal Alfa Iswara, Andi Aria Tirtayasa, Maini Anggita, Silfa Humaira. Olahraga: Austin E. Antariksa, H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Dedi Riono. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya Effendi, Hamdani. Otomotif: Armansyah Thahir. Koran Masuk Sekolah/KMS: Dedek Juliadi, Hajrul Azhari Ritonga. Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator Liputan), Hermanto, H. Rama dhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian Warastuti, Aji K, Yuslan Kisra. Wartawan Sumatera Utara: Binjai: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung. Deli Serdang: H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu, M. Suhandi Nasution. Serdang Bedagai: Eddi Gultom, Edi Sahputra. Stabat: H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim. Pangkalan Brandan: Chairil Rusli, Asri Rais. Kabanjahe/ Berastagi: Dickson Pelawi, Basita Bukit, Dedek Mohan Basri Hasibuan, Micky Maliki. Tebing Tinggi: Muhammad Idris, Abdul Khalik. Pematang Siantar: Mulia Siregar, Edoard Sinaga. Simalungun: Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait. Aek Kanopan: Indra Muheri Simatupang, Syahril Ilham. Rantau Prapat: H. Nazran Nazier, Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan. Kota Pinang: Hasanuddin, Deni Syafrizal Daulay. Pangururan: Edison Samosir. Balige: Jimmy Sitinjak. Sidikalang: Natar Manalu. Pakpak Bharat: Arlius Tumanggor. Tarutung: Parlindungan Hutasoit, Marolop Panggabean. Sibolga/Tapanuli Tengah: Zulfan Nasution, Alam Satriwal Tanjung. Padangsidimpuan: H. Syarifuddin Nasution, Sukri Falah Harahap, Ahmad Cerem Meha. Gunung Tua: Sori Parlah Harahap. Sibuhuan: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Panyabungan: Munir Lubis, Sarmin Harahap, Alpin Lubis. Gunung Sitoli: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Kisaran: Nurkarim Nehe (Koordinator Liputan Asahan, Batubara & Tanjungbalai), Bustami Chie Pit, Sapriadi. Batubara: Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan. Tanjung Balai: Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang. Wartawan Aceh: Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Ka Perwakilan), Iskandarsyah (Koordinator Liputan), Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Jaka Rasyid, Gito Rollies. Lhokseumawe: Bustami Saleh (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), M. Jakfar Ahmad, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun. Kuala Simpang: Muhammad Hanafiah, Hasanul Hidayat. Langsa: H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, Agusni AH, H. Samsuar. Lhoksukon: Musyawir. Idi: Muhammad H. Ishak. Bireuen: HAR Djuli, Amiruddin. Takengon: Bahtiar Gayo, Irwandi. Sigli: Muhammad Riza, H. Rusli Ismail. Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Tapaktuan: Zamzamy Surya. Blangpidie: Sudarmansyah Putra. Kutacane: Ali Amran. Blangkejeren: Bustanuddin, Wintoni. Bener Meriah: Irham Hakim. Singkil: Mansurdin. Sinabang: Muhammad Rapyan.

� Semua wartawan Waspada dilengkapi dengan kartu pers. Tidak dibenarkan menerima uang dalam bentuk apapun. Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada oknum yang mengaku wartawan Waspada tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi �

Hubungi kami Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada Komisaris Utama: Tribuana Said Direktur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM SIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988 Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002 KANTOR PUSAT Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025, Faks Tata Usaha: (061) 4531010. E-mail Redaksi: redaksi@waspadamedan.com KANTOR PERWAKILAN DAN BIRO � Perwakilan dan Biro Jakarta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874. � Perwakilan dan Biro Banda Aceh: Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385. � Perwakilan dan Biro Lhokseumawe: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109. � Biro Asahan, Batubara & Tanjungbalai: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412. Harga iklan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 11.000,-, berwarna Rp. 30.000,Halaman depan: hitam-putih Rp. 33.000,-, berwarna Rp. 90.000,Ukuran kolom: 40,5 mm. E-mail Iklan: iklan@waspadamedan.com Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan

Tim Reses DPRD-SU Desak Pemkab Karo Buat Perda Pro Petani KABANJAHE (Waspada) : Kalangan anggota DPRD Sumut menyesalkan belum disahkannya APBD KaroTahun Anggaran 2011. Karena akan berdampak terhadap laju pertumbuhan ekonomi sekaligus mengakibatkankerugianbagimasyarakatterutamadalampelaksanaan pembangunan. Keadaan itu dapat menimbulkan kesan yang tidak baik terhadap penyelengaraan pemerintahan, apalagi berdasarkan hasil evaluasi penyelenggaraan pemerintahan daerah Kabupaten/Kota Se Provinsi Sumut 2010 atas laporan penyelenggaraan pemerintahan daerah tahun 2010, menempatkan Kabupaten Karo pada peringkat ke22 dari 25 Kabupaten/Kota yang dinilai. Hal Itu harus dijadikan sebagai bahan evaluasi semua pihak, baik eksekutif maupun legislatif sehingga peringkat Kabupaten Karo dalam penyelenggaraan pemerintahan daerah dapat diperbaiki. Demikian dikatakan anggota DPRD Sumut Drs Layari Sinukaban, Ir Taufan Agung Ginting, Richard Lingga, dan Dermawan Sembiring, Selasa (10/5) di aula Pemkab Karo, saat kunjungan reses ke daerah pemilihan (Dapem) X meliputi Karo, Dairi dan Pakpak Barat. Tim reses DPRD Sumut tersebut diterima Bupati Karo DR (HC) Kena Ukur Karo Jambi Surbakti,Wakil Bupati KaroTerkelin Brahmana, SH, Sekda Ir. Makmur Ginting, MSc, Asisten II Drs Simon Sembiring dan sejumlah SKPD di lingkungan Pemkab Karo. Menurut Taufan Agung Ginting, belum disahkannya APBD Karo 2011, pihak eksekutif dan legislatif harus mencari solusi sebelum menimbulkan kerugian lebih besar bagi perekonomian rakyat dan terhambatnya pembangunan di Kabupaten Karo. Bupati DR (HC) Kena Ukur Karo Jambi Surbakti menyatakan terima kasih atas masukan positif yang telah disampaikan. (c09)

Jumat 13 Mei 2011

4 Siswa SMPN 3 Sibolga Ikuti Lomba Lingkungan Hidup Se Sumut

WASPADA

Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Wakil Pemimpin Perusahaan: H. Bahtiar Tanjung. Iklan: Hj. Hilda Mulina (Kabag), Rumondang Siagian (Medan), Lulu (Jakarta). Redaktur Pelaksana Berita: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Pelaksana Opini dan Artikel: Dedi Sahputra. Redaktur Edisi Minggu & Akhir Pekan: Hendra DS. Redaktur Berita: H. Akmal AZ, H. Halim Hasan. Redaktur Kota Medan: Muhammad Thariq. Redaktur Sumatera Utara: M. Zeini Zen. Redaktur Aceh: H.T. Donny Paridy. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara: Edward Thahir. Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Ekonomi: Armin R. Nasution. Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat. Litbang: H. Akmal AZ (Kabag). Humas: H. Erwan Effendi (Kabag), Aidi Yursal. Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamser (Sumut), Aji Wahyudi (Aceh). Asisten Redaktur: David Swayana (Kota Medan, Infotainmen); Irwandi Harahap (Kota Medan); Feirizal Purba, Diurna Wantana (Sumatera Utara); Armansyah Thahir (Aceh, Otomotif); Austin Antariksa (Olahraga, KMS Kreasi); Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata); Rudi Faliskan (Berita); Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi); T. Junaidi (Hiburan); Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zen (KMS Remaja, Mode); Anum Purba (Keluarga); Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan).

WASPADA

Waspada/Zulfan Nasution

KEPALA SMP Negeri 3 Sibolga M.Yazid, SPd.MAP dan guru serta siswa saat mengecek taman lingkungan sekolah yang merupakan buah karya siswa SMP Negeri 3 Sibolga, Kamis (12/5).

Sumtra Paling Siap Dalam Segala Bidang KOTAPINANG (Waspada) : Wacana pemekaran Provinsi SumateraTenggara kini menjadi bahan pergunjingan sebagian masyarakat di Labuhanbatu Selatan.KabupatenLabuhanbatu Selatan (Labusel) sebagai salah satu kabupaten pendukung dalampemekarantersebutdinilai telah mempersiapkan diri untuk menghadapipemekaranprovinsi yangtelahdibahasanggotaDPRD Sumut beberapa hari lalu.

Lima kabupaten yang menggabungkan diri ingin mensukseskan pemekaran provinsi Sumatera Tenggara tersebut di antaranya KabupatenTapanuli Selatan), PadanglawasUtara,Padanglawas, Pemko Padangsidimpuan dan Mandailing Natal. HM Affan, anggota DPRD Sumut dari PDI P ketika melaksanakan kegiatan reses DPRD di Labusel menyatakan, pemekaran memang sudah dibahas

dantelahmendapatrekomendasi dari DPRD Sumut. “Pemekaran provinsi tersebutmemangmasihdalamproses yang panjang dan semua masih ada kajian dan analisa yang harus ditempuh,” ujarnya. Namun, jika itu sudah kehendakdanaspirasimasyarakat kita tidak bisa menolak, kita harus mengapresiasi agenda tersebut demi menunjang kesejahteraan masyarakat daerah dan juga un-

Jalan Kec. Pagindar Butuh Perbaikan tukmemperpendekjarakrentang kendali antara pusat dan daerah, ungkapnya, Rabu (11/5). H Isma Fadli Pulungan, anggota DPRD dari Partai Golkar mengatakan, tiga daerah calon pemekaran provinsi yang paling siap itu hanya SumateraTenggara. “Kita secara jujur mengakui bahwa calon pemekaran yang paling siap dan cukup sempurna darisegalahalituhanyaSumatera Tenggara,” katanya. (c07)

Polisi Tunggu Izin Gubsu Periksa Ketua DPD Partai Hanura Sumut P. SIANTAR :Waspada) : Sesudah ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan pelecehan seksual, Sat Reskrim Polres Pematangsiantar segera mengajukan permohonan izin kepada Gubsu untuk memanggil dan memeriksa Ketua DPD Partai Hanura Sumut ZES, 56, warga Jalan Sei Besitang, Kota Medan. “Karena, statusnya sebagai anggota DPRD Sumut, kami akan segera mengajukan permohonanizinkepadaGubsu melalui Poldasu untuk memanggil dan memeriksa ZES. Perkara itu tetap dilanjutkan sesuai prosedur karena semua sama di hadapan hukum,” kata Kapolres Pematangsiantar AKBP Alberd TB SianiparmelaluiKasubbagHumas AKP Altur Pasaribu dan Kasat Reskrim AKP Azharuddin, Kamis (12/5). Azharuddin menyebutkan, pihaknya selaku penegak hukum akan melakukan proses hukum sesuai aturan tanpa dapat diintervensi pihak manapun. “Polisi bekerja sesuai dengan fakta dan

bukti-bukti. Jika perkaranya sudahselesaidandinyatakanlengkap segera dilimpahkan ke kejaksaan untukproseshukumlebihlanjut,” katanya. Kuasahukumkorbandugaan pelecehan seks Adt alias Oshin, Sudiarto Tampubolon, SH mengatakan, kasus pelecehan seksual yang melibatkan petinggi partaipolitikitumemangmendapatkan perhatian dari berbagai pihak. “Bahkan Polda Sumut sudah melakukan gelar perkara guna mendapatkan titik terang dan disepakati kasus itu harus dilanjutkan dengan tersangka oknum ZES,” katanya. “Kami berharap kepolisian segera menuntaskan kasus dugaan pelecehanseksyangdilakukan oknum petinggi parpol itu. Selaku kuasa hukum, kami akan mengikuti dan mengawal seluruh proses penyidikan agar kasus itu bisa dibawa ke pengadilan,” kata Tampubolon. Sebelumnya, Ketua DPD Partai Hanura Sumut berinisial

ZES, 56, warga Medan diadukan ke Polres Pematangsiantar awal Maret lalu. Dia diadukan seorang gadis dibawah umur berinisial Adt, 19, alias Oshin, warga Peru-

SIBOLGA(Waspada) :Empat siswa SMP Negeri 3 Sibolga masingmasing Florida Nababan,Yuli Efriani, Taufik Adnan, dan Hardinas mengikuti Lomba Lingkungan Hidup se Sumatera Utara yang dilaksanakan pihak Tata Ruang dan Pemukiman (Tarukim) Provinsi Sumut selama satu hari penuh di Medan baru-baru ini. “Jadi kita bukan saja memberikan pendidikan formal tetapi juga memberikan pendidikan non formal seperti menanamkan sikap yang baik, karakter yang baik sehingga dapat mendorong desain lingkungan kita ini para siswa merasa memiliki. Jadi kita tanamkan dulu sikap yang baik karakter yang baik untuk mencintai lingkungan sekolah dengan cara melihat sampah itu gatal tangannya untuk membuang ketong sampah kemudian kalau ada desain taman bunga didepan kelas mereka mempunyai rasa memiliki taman yang ada di kelasnya masing,”kata Kepala SMPN III Sibolga MYazid, SPd.MAP yang didampingi guru pendamping R Tambunan dan N Sinurat kepada Waspada, Kamis (12/5). Menurut Yazid, lomba lingkungan hidup yang dilaksanakan pihak Tarukim Provinsi Sumatera Utara ini sangat bagus terutama bagi para siswa , artinya mereka selain berkompetisi para siswa juga bisa menambah ilmu dan pengalamannya bagaimana menciptakan lingkungan yang baik melalui imajinasi yang diperlombakan karena lomba lingkungan hidup yang dilaksanakanTarukim Provinsi Sumatera Utara ini untuk dua kategori yakni karya tulis dan poster. PadakesempatanituYazidmengungkapkan,dalamrangkasekolah berwawasan lingkungan SMP Negeri 3 Sibolga juga sudah bekerja sama dengan Swedia sehingga saat ini pilot project untuk sekolah berwawasan lingkungan yang bekerja sama dengan Swedia dan di Indonesia hanya ada tiga yakni SMP Negeri I Kalimantan Barat, SMP Negeri VII Bandung dan SMP Negeri III Sibolga.(a23)

mahan Karang Sari Permai, Pematangsiantar atas dugaan pelecehan seksual seperti tertuang dalam laporan polisi nomor 164/ III/2011/SU/STR. (a30)

Proses Tender Di Sejumlah SKPD Pemkab Simalungun Bermasalah SIMALUNGUN (Waspada) : Anggota DPRD Simalungun dari Komisi II Bernhard Damanik menilai proses tender proyek pengadaan barang dan jasa di sejumlah SKPD di jajaran Pemkab Simalungun harus diulang. Pasalnya, proses tender yang sedang berlangsung saat ini di beberapa SKPD disinyalir tidak transparan dan terindikasi terjadi persekongkolan antara pengguna anggaran dan panitia tender. Selain tidak transparan dan dugaan terjadi persekongkolan, pihak pengguna anggaran dan panitia tender juga tidak melibatkan DPRD setempat selaku lembaga resmi pengawasan terhadap kinerja PemkabSimalungun,khususnyaparaSKPDselakuaparaturpengguna anggaran. “Sebagaianggotadewan,sayakecewadengankurangkordinasinya dan transparansnya SKPD jajaran Pemkab Simalungun dalam melakukan penggunaan anggaran, khsususnya proses tender pengadaan barang dan jasa,” cetus Wakil Ketua Fraksi Demokrat Bersatu DPRD Simalungun itu. Ketua Fraksi Golkar Timbul Jaya Sibarani mengatakan, proses tender di Pemkab Simalungun harus transparan dan tetap mengacu kepada peraturan yang berlaku. (a29)

PAGINDAR (Waspada): Jalan Kecamatan Pagindar, Kabupaten PakpakBharatbutuhperbaikan.Pasalnya,sejumlahjalanyangterdapat di Kecamatan itu sekira 75 persen kondisinya cukup parah dan memprihatinkan sekali. Dimana, dari pantauan Waspada di lapangan pekan lalu, terlihat dibeberapa titik sepanjang jalan hampir keseluruhan aspalnya terkelupas dan batunya sudah pada berlepasan dari tiap bahu badan jalan. Sementara, selain merupakan akses untuk menghubungkan antaradesasatudengandesalainnyayangadadikecamatandimaksud, jalan itu juga merupakan akses untuk membawa hasil bumi para petani. Permasalahan ini kemungkinan besar diakibatkan karena daerah itu terisolir bila dibandingkan dengan kecamatan lainnya yang ada di Kab. Pakpak Bharat. Jarak tempuh dari Kec.Salak menuju Kec. Pagindarcukupjauhdenganmemakanwaktusekiralimajamlamanya dengan menempuh perjalanan hingga berpuluh-puluh kilometer jauhnya. Sehingga hal itulah yang menyebabkan laju pembangunan dan pertumbuhan perekonomian masyarakatnya menjadi tertinggal bila dibandingkan dengan kecamatan lainnya. (a37)

85 Mahasiswa STPS Ikuti Pelatihan Bela Negara SIBOLGA (Waspada).Pendidikan dan Pelatihan Bela Negara Angkatan ke-III dan Polisi Taruna (Poltar) mahasiswa STPS Sibolga tahun2011,Kamis(12/5) dibukaSekdakodiMakoLanalJalanS.Parman, Kota Sibolga. Ketua STPS Sibolga Lucien Pahala Sitanggang kepada Waspada menjelaskan, peserta yang mengikuti kegiatan untuk angkatan keIII itu sebanyak 85 peserta yang terdiri dari 43 peserta dari kalangan PNS jajaran Pemerintahan Kota Sibolga dan Kabupaten Tapanuli Tengah. Menurut Lucien kegiatan ini akan berlangsung selama 3 hari, dimana peserta akan dikarantinakan di Asrama Angkatan Laut Sibolga. Lucien menambahkan, tujuan kegiatan untuk meningkatkan kedisiplinan serta meningkatkan kesadaran mahasiswa dalam berpartisipasi untuk membela negara. Pada kesempatan itu juga disematkan pita secara simbolis oleh Sekdako Sibolga kepada 2 orang peserta. (a23)

Hari Ini Pesta Seni Budaya Nias Selatan MEDAN (Waspada) : Sebuah acara seni budaya segera digelar di desa adat Bawomatuluo, Kec. Fanayama, Nias Selatan. Para tetua adat dan tokoh masyarakat setempat bertekad membuat hajatan ini berbeda dari kegiatan serupayangpernahdiselenggarakan sebelumnya. Kegiatan akan diselenggarakanmulai13Mei2011 hingga15 Mei 2011. “Kami mencoba untuk mandiri lewat kegiatan ini,” ujar Hikayat Manao tokoh adat Nias Selatan di Medan, Selasa (10/5). Dia juga mengatakan, pesta seni itu direncanakan menjadi sebuah aktivitas yang teratur. Pola pengorganisasiandanpenyeleng-

garaan akan berbeda dengan sebelumnyayangdipandangtidak banyak membawa kemajuan. “Dibutuhkan cara lain untuk mengantarwilayahinimenjadipusat wisata kawasan Sumut,” sebutnya. Panitia katanya menyiapkan 60tendauntukseluruhpihakyang ingin ikut serta. Mereka yang akan memamerkan karya ukir, alunan lagu-lagu serta berbagai macam kuliner. Peserta yang akan menunjukkan karyanya adalah para pemuda, anak-anak dan juga kaum perempuan. Tak hanya warga asli Nias, warga keturuan Tionghoa juga mendapat unda-

ngan ikut serta. “Itumerupakantandakemajemukan di wilayah itu,” sebut Ariston Manao. Lokasinya di alun-alun atau EwaliSeboloseluas900x35meter. Tenda-tenda ditata sedemikian rupa agar para pengunjung berjalan mengitari lokasi secara merata, tidak terpusat pada titik tengahlokasiyangbiasanyamenjadi tempat wisatawan menyaksikan atraksi lompat batu. Adapun acara yang akan diselenggarakan; wisata malam di Desa Bawomataluo yang dimeriahkan penampilan putraputri/artis daerah dengan lagu-

lagu Nias terpopuler serta pengenalan jenis makanan khas Nias. Seremonialkejayaankebangsawanan kerajaan Laowo di masa silam, Maluaya (tari perang), Mogaele (tari dayang-dayang putri), Fahombo (lompat batu), Famadaya Harimao (perarakan simbol kekuasan/hukum adat), Hoho (puitis sastra Nias), Tari Moyo (tari elang), Fo’ere (hal ikhwal tempo dulu). Kemudian Fabolosi (senandung), pameran promosi hasil kerajinan, Feta Batu (musik tradisional), Fafiri ala Nias (lomba ketangkasan), promosi hasil kerajinan dan Maena atau tarian massal.(m27)

UAS-BN Di SD Harapan 3 Lancar DELITUA ( Waspada): Pelaksanaan Ujian Akhir Sekolah Berstandar Nasional (UAS-BN) Tahun Pelajaran 2010/2011 di SD Harapan 3 Kampus Johor sejak hari pertama, Selasa (10/5) dan terakhir, Kamis (12/5) berlangsung lancar tanpa ditemukan berbagai penyimpangan. Demikian Kepala Cabang Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga (KCD) Kec. Delitua Dra Hj Ruzlah, MPd didampingi Camat Delitua EdiYusuf dan staf Camat Sueb saat meninjau pelaksanaan UAS-BN di SD Harapan 3, Kamis (12/5). Dijelaskan Ruzlah, sejak awal pelaksanaan ujian, apakah itu tingkat SMA, SMP dan saat ini UAS-BN sekolah dasar (SD) di Kec. Delitua berlangsung tertib dan lancar tanpa ditemukan berbagai kecurangan maupun kebocoran soal di seluruh sekolah di bawah binaan Camat Delitua. “Ini semua berkat kekompakan unsur Muspika bekerjasama dengan seluruh elemen pendidikanapakahituKCD,parakepala

sekolah dan guru yang ada di sekolah-sekolah di kecamatan ini,” terang Ruzlah. Ruzlahkembalimenjelaskan, untuksiswayangmengikutiUASBN TA 2010/2011 di Kec. Delitua berjumlah 1.074 siswa dari 14 SD negeri/swasta, sementara yang tidak mengikuti ujian pada hari pertama berjumlah 2 orang dengan alasansakitdanakanmengikuti ujian susulan. Kepala SD Harapan 3 Drs Anwar yang menerima rombongan menjelaskan, secara umum sejak hari pertama UAS-BN SD Harapan 3 tidak ditemukan kecurangan. Dari 112 siswa yang mengikuti ujian tidak satupun siswa yang absen atau sakit. Dikatakan Anwar, untuk hari pertama siswa mengikuti ujian B. Indonesia dengan jumlah 50 soal waktu 120 menit, hari kedua Matematika 40 soal waktu 120 menit dan terakhir IPA 40 soal dewan waktu 120 menit dimulai sejak pukul 08:00 hingga 10:00. SementaraCamatDelituaEdi Yusuf ketika dimintai tanggapan-

Waspada/Zulfan Nasution

SEKDA Kota Sibolga Drs M Soegeng menyematkan tanda peserta Pendidikan dan Pelatihan Bela Negara Angkatan ke-III dan Polisi Taruna (Poltar) mahasiswa/mahasiswi STPS Sibolga tahun 2011, Kamis(12/5) di Mako Lanal Sibolga. tepatnya di jalan S.Parman Kota Sibolga.

DPRDSU Bantu Korban Kebakaran Di Pakpak Bharat TINADA (Waspada) : DPRDSU daerah pemilihan (dapem) X yang meliputi Kabupaten Tanah Karo, Dairi dan Pakpak Bharat dalam resesnya di Kabupaten Pakpak Bharat, Rabu (11/5) membantu para korban kebakaran di Desa Tinada, Kecamatan Tinada. Setelah menghubungi Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) dengan melalui Dinsospropsu, bantuan berupa sembako, sandang, pakaian dan lainnya akan diberikan oleh Pemerintah Kabupaten Pakpak Bharat. Hal itu dikatakan Ricard Eddy M Lingga dari Fraksi Golkar didampingi Taufan Agung Ginting (Fraksi PDIP dan Dermawan Sembiring (Fraksi PDS) saat bertatap muka dengan para korban kebakaran ditenda penampungan yang berlokasi di lapangan bola kaki Tinada. Ricard mengatakan, bantuan ini diberikan karena bergeraknya hati Gubsu guna membantu para korban kebakaran (a37)

Empat Pejabat Eselon Di Pemkab Karo Dilantik

Waspada/Dede

CAMAT Delitua Edi Yusuf didampingi KCD Kec. Delitua Dra Hj Ruzlah, MPd dan Kepala SD Harapan 3 Drs Anwar meninjau pelaksanaan UAS-BN di SD Harapan 3, Kamis (12/5). nya tentang suksesnya pelaksanaan ujian di Kec. Delitua mengatakan, sebelum pelaksanaan ujian baik itu tingkat SMA, SMP dan SD jauh-jauh hari kita sudah melakukan sosialisasi kepada

seluruh sekolah dengan memberikan arahan setiap Senin pada upacara bendera. Hal itu kita lakukan agar seluruh sekolah dan siswa benar-benar siap melaksanakan ujian itu. (m43)

KABANJAHE (Waspada) : Empat pejabat eselon masing - masing dari Eselon III, dan IV di jajaran SKPD dilantik Bupati Karo DR HC Kena Ukur Karo Jambi Surbakti melalui Kepala Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Karo Kawar Sembiring di aula Kantor Bupati pada Selasa (10/5). Dikatakannya, kempat orang yang dilantik itu Adil Sembiring menjadi Camat Lau Baleng menggantikan Patrisina Ginting yang telah meninggal Dunia pada 27 Feberuari. Adil Sembiring sebelumnya menjabat sebagai Sekcam Kecamatan Lau Baleng dengan No SK 821.23/34/BKD/2011 Gelora Fajar menjadi Kasi Industri Logam Mesin, Elektronika dan Aneka Dinas Koperasi Perindustrian dan perdaganan Kabupaten Karo yang sebelumnya Kasubbag Tata Usaha pada Kantor Pelayanan PerizinanTerpadu Karo. Sementara Leonard Bastian Girsang menjadi Kepala Sub Bagian Tata Usaha pada Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu Karo yang sebelumnya kepala bagian Tata Usaha Kantor Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Karo. Alek Sander menjadi Kepala Bagian Tata Usaha Kantor satpol PP Kabupaten Karo, yang sebelumnya Kasi Industri Logam Mesin, Elektronik dan Aneka di Dinas Perdagangan Karo. (c19)


WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Sumatera Utara

Pasien Gizi Buruk Dan DBD Dirawat Intensif

Kasus Kantor SKPD Batubara:

Kejatisu Diminta Telusuri Pembelian Tanah LIMAPULUH(Waspada): Kejatisu diminta agar menelusuri pelepasan tanah pertapakan pembangunan tujuh Kantor SKPD Pemkab Batubara sampai kepada perencanaan di lapangan. Kalangan tokoh pemuda dan masyarakat Batubara menyatakan itu kepada Waspada, Kamis (12/5) terkait turunnya tim Kejatisu menelusuran kasus dugaan korupsi di Batubara. Dalam kasus pembangunan perkantoran SKPD di Desa Perupuk dan Gambus Laut Kec Limapuluh, Kejatisu telah turun ke lapangan mengumpulkan data. Namun tidak semata ke arah fisik akan tetapi sampai perencanaan dan pelepasan lahan pertapakan sebagaimana isu berkembang terjadi dugaan mark-up dalam pembelian lahan. ‘’Perlu ditelusuri untuk mengetahui benar tidaknya hal itu,’’kata Ramadhan salah seorang tokoh pemuda. Sementara, sumber Waspada di Pemkab Batubara mengatakan, penelusuran Kejatisu sah-sah saja untuk melakukan. Namun soal perkayuan yang digunakan dalam pembangunan Kantor SKPD merupakan kelas 1 setara terhadap bangunan yang didatangkan dari Sulawesi. PembangunanperkantoranSKPDalarumahpanggungbernuansa Melayu tersebut mengundang daya tarik bagi pengunjung jika datang berwisata ke Pantai Sejarah Perupuk.(a13)

PPP Tidak Dapat Dipisahkan Dari Sejarah Batubara LIMAPULUH(Waspada):Program rencana pembangunan diperjuangkan untuk daerah merupakan tanggung jawab moral yang wajib dilaksanakan. Anggota DPRD Sumut Drs Bustami HS menyatakan itu dalam kunjungan reses di Kabupaten Batubara tepatnya di halaman kantor DPC PPP, Selasa (10/5). Di samping dirinya memberikan dorongan semangat bagi kader/ simpatisan partai dengan membuka sejarah perjuangan PPP sebagai satu satunya partai yang berazaskan Islam sekaligus sebagai imam bagi terbentuknya Kabupaten Batubara. ‘’PPP tidak dapat dipisahkan dari sejarah lahirnya Kab. Batubara,’’tukasnya. Sebelumnya acara diawali dengan pembacaan ayat suci AlQuran dilanjutkan sambutan Ketua DPC PPP Batubara Ahmad Badri dan Taushiyah yang disampaikan oleh Ustadz Sahiri, SAg. (a13)

YMPI Sei Tualang Raso T. Balai HUT Ke-63 Dan Seminar Nasional MEDAN (Waspada): Selama empat hari mulai Kamis hingga Minggu 12 hingga 15 Mei 2011Yayasan Madrasah Pendidikan Islam (YMPI) Sei Tualang Raso Tanjungbalai memperingati hari ulang tahun ke-63. Untuk memeriahkan peringatan banyak agenda yang dilakukan seperti lomba nyanyi Mars YMPI, ziarah ke makam pendiri YMPI, pawai siswa YMPI, bazar, tahlilan/zikir dan doa tasyakuran dan seremonial resepsi HUT YMPI. Namun acara puncak dan inti adalah seminar nasional yang bertemakan ‘Peran Dunia Pendidikan Membina Karakter Umat’. Diundang sebagai nara sumber, pembanding dan moderator adalah alumni YMPI yang telah bergelut dalam beragam bidang. Sebagai nara sumber Prof Dr H. Ramli Abdul Wahid, MA, Prof Dr Daud Rasyid, MA, Letkol TNI Drs M. Zaid Isma Panjaitan, Dr. Akhyar Zein, MA, Drs Agustianto, MA. Pembanding utama adalah Dr HM. Jamil, MA, Dra Masdarwiati, MA, Husnel Anwar Matondang, MA. Dengan moderator Watni Marpaung, MA. Ketua panitia dalam HUT ke- 63 Drs. Hamlet Sinambela, MPd. Bimbingan dan arahan disampaikan Walikota Tanjungbalai, Drs. Thamrin Munthe, M.Hum yang juga alumni YMPI. (m43)

UN MI Batubara Berakhir Aman Dan Lancar LIMAPULUH (Waspada): Ujian Nasional (UN) tingkat Madrasah Ibtidaiyah (MI) Negeri dan Swasta se Kabupaten Batubara ,Kamis (12/5) berakhir. UN yang berlangsung selama tiga hari sejak Selasa itu berlangsung aman dan lancar. Kepala Kantor Kemenag Batubara Drs H Ahmad Hanafi,MAP melalui Kasi Mapenda H Ahmad Yusro,SH usai pelaksanaan UN kepada Waspada mengatakan, UN MI di Batubara diikuti 680 peserta berasal dari 31 MI yang ada di Batubara. Dua di antaranya negeri, selebihnya swasta yang tersebar pada tujuh kecamatan. Pelaksanaan UN selama tiga hari itu, ujar Hanafi, berlangsung tertib, aman dan lancar. Pengawasan ujian berlangsung silang murni. Siswa peserta UN kini tinggal menunggu pengumuman hasil UN yang jadwalnya belum diketahui. Diperkirakan awal Juni depan, ujarnya.(c04)

Pembangunan Jalan Miliaran Rupiah Asal Jadi Di Batubara LIMAPULUH (Waspada): Warga Desa Pematang Rambe, Baganbaru, Ujungkubu, Kec.Tanjungtiram, Batubara menunggu hasil laporan mereka tentang pembangunan peningkatan ruas jalan berbiaya miliaran rupiah yang dikerjakan asal jadi “Kami sudah melaporkan kondisi ruas jalan yang baru siap hanya tah an sebulan hancur berlumpur. Jalan Simpang Posko - Baganbaru 5.000 meter dana DPIPD. PDP 2010 Rp4,9 miliar kontraktor PT IMN” sebut warga Pematang Rambe, Rabu (11/5) Warga kecewa karena belum terlihat gebrakan DPRD Batubara menyikapipengaduantentangpembangunanruasjalanbiayamiliaran tanpa jelas siapa yang harus bertanggungjawab. (a12)

H Isma Padli A Pulungan Reses Di Labuhanbatu RANTAUPRAPAT (Waspada) : Reses anggota DPRD Sumut H Isma Padli A Pulungan dari Fraksi Golkar di tiga kabupaten pemekaran Labuhanbatu Selatan, Labuhanbatu dan Labuhanbatu Utara tidak lain bagaimana berupaya mendesak Pemkab Labuhanbatu untuk jemput bola. “Sekarang eranya pemimpin itu sebagai pelayan di masyarakat, bukan lagi eranya pemimpin itu minta dilayani oleh masyarakatnya,” ujar Padli, Kamis (12/5). Padli menambahkan, pihaknya harus turun sampai ke gresrut dan lihat perkembangan masyarakat. Persoalan yang mencuat di Labuhanbatu induk mengenai jembatan Sei Rakyat Kec PanaiTengah. “Kita mengimbau Pemprovsu dalam hal ini Kepala Dinas Jalan dan Jembatan supaya ada koordinasi sebelum memasuki wilayah kabupaten di Labuhanbatu,” katanya. (c07)

Pembangunan Benteng Di Labusel Dinilai Amburadul KOTAPINANG (Waspada) : Proyek bencana alam di Kabupaten LabuhanbatuSelatantahun2010dengannamaperkerjaanPembangunan BentengTepi Sungai Berumun dengan Pagu dana Rp5.094.531.000 mendapat perhatian serius dari anggota DPRD Sumut yang pada saat reses ke kabupaten pemekaran itu. Proyek yang baru dilakasankan di awal Januari lalu ditemukan dalam kondisi hancur dan sejumlah elemen masyarakat menilai, perkerjaan tersebut amburadul. Sejumlah anggota DPRD Sumut yang turut meninjau perkerjaan itu cukup terkejut dan menyayangkan hasil perkerjaan yang dilaksanakan PT YK. “Cukup disayangkan pembangunan benteng ini nampaknya asal jadi dan saya berharap Pemkab Labusel secepat mungkin memanggil kontraktor pelaksana,” ujar H Isma Fadli Pulungan, anggota DPRD Sumut dari Partai Golkar. “Dengan dana miliaran rupiah, hendaknya pihak kontraktor dapat bekerja serius” jelasnya, Rabu (11/5).(c07)

B3

Waspada/Rasudin Sihotang

PASIEN Gizi buruk Ferdi kondisinya semakin membaik, namun tetap mendapat pengawasan ekstra ketat dari petugas medis ruangan anak RSUD Kota Tanjungbalai, Kamis (12/5).

Dugaan Korupsi Dana Daerah Rp 80 M

Tim Pemkab Batubara Mohon Perlindungan Hukum LIMAPULUH (Waspada): Tim Pemkab Batubara memohanperlindunganhukumkepada Komisi III dan XI DPRRI, terkait kasus dugaan korupsi dana daerah sebesar Rp 80 miliar di Bank Megayangmenimpakeduapejabatsetempat,Kamis(12/5).Mereka menilai penetapan tersangka terhadap keduanya terkesan dipaksakan. ‘’Inidikuatkandenganpengakuan kedua pejabat yang sama sekali tidak ada menandatangani atministrasi pencairan dana di Bank Mega dan diduga tandatangan mereka dipalsukan atau discaning,’’ tukas juru bicaraTim Pemkab Batubara Efrianis, SH kepada Waspada dari Jakarta. Pihaknya yang tergabung dalam tim Pemkab telah menyampaikan hal itu kepada Komisi III dan XI DPR RI dengan harapanuntukmembantuupaya klarifikasi demi memulihkan

namabaikkeduapejabatsebagaimana dituduhkan. Selain melakukan upaya hukum melaporkan kepada Mabes Polri karena keduanya merupakan korban dari Bank Mega. Menurutnya, kedatangan Tim Pemkab Batubara di Komisi III dan XI DPR RI bersama kuasa hukum kedua pejabat yakniWaUd Nur Zainab, SH diterima H Maiyasak Johan, Benny K Herman, Deddy sitanggang beserta anggota dan berjanji membantu Pemkab Batubara dalam hal itu. Sebagaimanadiketahuikedua pejabat Pemkab Batubara yang ditahanKejagungmasing-masing YR merupakan Kepala Dinas Pendapatan dan Pengelolaan KeuangandanAsetKabupatenBatubara, dan FK Bendahara Umum Daerah. TimjaksapenyidikpadaJaksa AgungMudaTindakPidanaKhusus telah melakukan penahanan

terhadap kedua tersangka sejak tanggal 6 Mei 2011 dan ditempatkan di RumahTahanan Salemba. Sebagaimana informasi dari PPATKpencairandanakasdaerah Batubara itu dengan cara memindahkan dari Bank Sumut ke dalam rekening deposito pada Bank Mega cabang Jababeka, Bekasi, sebesar Rp 80 miliar dari September 2010 hingga April 2011. Selanjutnya, dana deposito tersebut dicairkan untuk disetorkan ke dua perusahaan sekuritas.Pemindahan dana ke dalam bentuk deposito pada Bank Mega tersebut diawali tawaran Itman HariBasukiselakuKepalaCabang Bank Mega Jababeka, Bekasi. Itman tentang jasa perbankan berupa bunga yang lebih tinggi sebesar 7 persen per tiga bulan dalam bentuk Deposito On Call. Sedangkan dana daerah itu kini diblokir. (a13)

TANJUNGBALAI (Waspada) : Pasien gizi buruk dan Demam Berdarah Dengue (DBD) dirawat intensif di ruang anak RSUD Kota Tanjungabalai, Kamis (12/5). Informasi dihimpun Waspada, Ferdi, 3 bulan, warga Lingk I, Kel. Betingkuala Kapias, Kec. Teluknibung, Kota Tanjungbalai, dirawat sejak tiga hari lalu dengan kondisi mencret dan timbulnya penyakit kulit di sekitar paha akibat kekurangan protein. Menurut penuturan Juhairiah, buah hatinya mengalami gejala gizi buruk sejak sebulan lalu, dimana panas badannya cenderung turun naik, sehingga dia memberikan obat seadanya karena menduga penyakit Ferdi hanya biasa layaknya balita lain pada umumnya. Namun, akibat tak kunjung membaik, bayi laki-laki itu terpaksa dibawa ke RSUD Kota Tanjungbalai untuk mendapatkan perawatan intensif. Dikatakan, sejak lahir, anak kesayangannya itu belum pernah mendapat asupan Air Susu Ibu (ASI) eksklusif akibat sesuatu hal, sehingga dia hanya memberikan susu bubuk formula sebagai pengganti ASI. Namun, dikatakannya, semakin hari kondisi Ferdi semakin membaik terbukti dengan mencret yang dialami semakin berkurang. Sementara, di ruang terpisah, pasien DBD

M Fauzan, 12, warga Jalan Husni Thamrin, Kel. Pahang, Kec. Datukbandar Timur terpaksa tidur menggunakan kelambu untuk meminimalisir penyebaran penyakit mematikan itu. Selain itu, dia juga harus diinfus untuk menjaga kecukupan asupan makanan ke tubuhnya. Orang tua pasien Adhar ditemui Waspada mengatakan, awalnya dirinya tidak menduga kalauanaknyaterserangdemamberdarah,karena lingkungan tempat tinggalnya cenderung bersih dan tidak terdapat tempat genangan dan penampunganair,kecualiparityangadadidepanrumah. Selain itu, dia mengaku warga di sana tak satupun pernah terserang DBD. Hanya saja, kata Adhar, daerahnya itu belum pernah tersentuh pengasapan (Fogging) dari Dinas Kesehatan, kendati penyemprotan dinilai cukup efektif untuk mencegah dan memberantas penyebaran penyakit menular melalui nyamuk aedes aegypti. Begitupun, Adhar tetap yakin bahwa anaknya terserang DBD bukan di daerah perumahannyamelainkandilingkungansekolah. Direktur RSUD Tanjungbalai Diah Retno melalui Kabag Humas Pemko DarulYana Siregar membenarkan. Dikatakannya, keduanya kini dirawat intensif di ruang anak di bawah pengawasanekstraketatdariparamedisRSUDTanjungbalai. (a32)

Asahan Dan T. Balai Harus Kerjasama Ukur Tapal Batas TANJUNGBALAI (Waspada) : Kota Tanjungbalai dan Kab. Asahan harus bekerjasama dalam mengukur dan menentukan tapal batas. “Tidak bisa Asahan atau Tanjungbalai saja, meskipun aturan mengenai tapal batas kedua daerah itu sudah jelas, yaitu PP No.20 Tahun 1987danKepmenNo.21Tahun1993,”kataAsisten Pemerintahan KotaTanjungbalai Rusman Harahap, Kamis (12/5). Menurut Harahap, antara Bupati Asahan danWalikotaTanjungbalaisudahpunyakomitmen untuk merampungkan tapal batas, khususnya pematokan di wilayah pantai Sungai Asahan. “Bukan berarti ada masalah antaraTanjungbalai dan Asahan, karena seluruh perbatasan daerah harus diselesaikan sesuai dengan instruksi Pemerintah Pusat. Jangankan kabupaten atau kota, kecamatan saja perlu dirampungkan tapal batasnya,” jelas Harahap. Oleh sebab itu, Harahap menyatakan, tapal batas Asahan dan Tanjungbalai tak perlu dipolemikkandimedia.“Idealnyadibicarakanbersama dalam satu meja, karena hasil pembangunannya juga akan dinikmati masyarakat Asahan dan Tanjungbalai.

Contohnya, Tanjungbalai membangun kawasan wisata di Pulau Besusen, dampak ekonominyabukanhanyadirasakanTanjungbalai, tapi Asahan juga,” ujar Harahap. Kepala Bagian Hukum SetdakoTanjungbalai Fatwar Nur mengatakan, pihaknya masih memegang teguh PP No.20 Tahun 1987 dan Kepmen No.21Tahun 1993.“Sampai sekarang kedua peraturan itu tidak dicabut, dan batas wilayah Tanjungbalai sampai bibir pantai Kec. Seikepayang, itulah yang kita pertahankan,” tegas Fatwar. Mengenai rencana Asahan akan mengukur tapal batasnya, Fatwar mengaku tidak ada masalah.“Silahkansajaukur,tapiharusmelibatkan tim. Jika Asahan mengukur tapal batasnya sendiri, Tanjungbalaijugabisakokmelakukanyangsama,” ujar Fatwar. Bupati Asahan Taufan Gama Simatupang melalui Kabag Humas Rahman Halim, Rabu (11/5) mengatakan, tapal batas wilayah Asahan dengan Tanjungbalai berdasarkan pengukuran rupa bumi, diambil dari tengah koordinat Sungai Asahan, dengan pembagian sebelah kiri milik Tajungbalai, dan sebelah kanan milik Asahan. (a14)

Antisipasi Banjir, Otorita Asahan Serahkan Bantuan Kapal Keruk TELUKDALAM,Asahan (Waspada) : Otorita Asahan menyerahkan bantuan satu unit kapal keruk (dredger) dan biaya operasionalnya senilai Rp 5,5 miliar kepada Pemkab Asahan di DusunVIII, Desa Telukdalam, Kec. Telukdalam Kamis (15/5) sore. Bantuan kapal keruk itu dalamrangkakonservasilingkungan penanggulangan banjir di hilir sungai Asahan, Kab. Asahan. Kapal keruk diserahkan langsung oleh Ketua Otorita Asahan Ir. Effendi Sirait di dampingi Kepala PerwakilanOtoritaAsahanMedan Ir. PSML Tobing, Ka.Biro Pengawasan Operasional Otorita Asahan Ir.HM.Yunus, Kakan Otorita Asahan KualaTanjungbalai, Otorita dan Sekretaris Pokja Asahan Tanjungbalai Ir. Ganda Sukmana. Effendi Sirait menjelaskan, bantuan kapal keruk ini salah satu usahauntukalatpenanggulangan banjir di hilir sungai Asahan. “ Sebagaimana kita ketahui, setiap musim hujan sebagian masyarakat Asahan mendapat musibah banjir yang berasal dari aliran sungai Asahan. Jadi pemberian bantuan ini merupakan program konservasi lingkungan Otorita Asahan,” kata Effendi. Dijelaskan Effendi, bantuan itu berbentuk hibah, dan diharap Dinas Pekerjaan Umum Asahan mampu menggunakan, memelihara dan merawat dengan baik sehingga bermanfaat bagi Peme-

rintah Daerah maupun masyarakat Kab.Asahan. Lebih lanjut dijelaskan Effendi,kapalkerukbantuanOtorita Asahan diberi nama KM .Syech Silau-I. “ Pemberian nama ini disandarkan kepada nama salah seorang putra terbaik bangsa, tokoh masyarakat dan ulama besaryangpernahadadantinggal di Kab.Asahan, yaitu Syech Silau. Mudah-mudahan untuk selanjutnya bakal ada KM.Syech Silau II dan III,” kata Effendi. Kapal keruk KM.Syech Silau I panjang badan pontonnya 12 meter, lebar badan ponton 5,1 meter, tinggi ponton 4,2 meter, kapasitas pengerukan 300 m3 perjam dengan 10 persen material pasir serta kemampuan kedalaman pengerukan mencapai 7 meter. Kapal keruk ini, kata Effendi, dibuat oleh kontraktor lokal. Bantuan Peternakan Effendi mengatakan, selain kapal keruk, Otorita Asahan juga membantu peningkatan peternakan sapi, pembuatan joglo/ gedung serbaguna di sempadan sungai Asahan Desa Sijawi-jawi, Kec. Seikepayang, Kab. Asahan pada 2011-2012. Kemudian, menurut Effendi, pembuatan jaringan irigasi persawahan dan pengadaan kapal 5 GT berikut jaring mata 500 untuk kelompok nelayan. Kata Effendi, Otorita Asahan juga meneruskan dan mening-

katkan program bantuan beasiswadiKab.Asahan.UntukTA20112012, lanjut Effendi, bantuan beasiswa yang diberikan terdiri dari 1.242 siswa SD dengan nilai bantuan masing-masing Rp 100 ribu per bulan, 618 siswa SMP masing-masingmendapatRp125 ribu per bulan dan 659 siswa SMA dengan jumlah bantuan masingmasing sebesar Rp 150 ribu per bulan. Untukbeasiswasarjanasebanyak 13 orang masing-masing mendapat Rp 800 ribu per bulan dan 4 orang mahasiswa pasca sarjana memperoleh Rp 1.250 ribu per bulan. Selain itu, Otorita Asahan juga memperpanjang bantuan beasiswa sarjana dan pasca sarjana sebanyak 9 orang. EffendiSiraitmenambahkan, program bantuan Otorita Asahan tujuannya melestarikan lingkungan dan meningkatkan kesejahteraan di sekitar proyek Asahan. Program itu, kata Effendi, mencakup pada konservasi lingkungan, pemberdayaan ekonomi masyarakat,pembangunaninfrastruktur pedesaan, dan pemberdayaan pendidikan. Kata Effendi, bantuan program Otorita Asahan diperoleh daerah yang wilayahnya berada di sekitar ekosistem Danau Toba dan wilayah strategis proyek Asahan yaitu Kab. Asahan, Batubara, Dairi, Humbahas, Karo, Simalungun,Samosir,Tobasa,Taput dan Kota Tanjungbalai. (a14)

BRI Cabang Sidikalang Dan Unit Salak Bantu Korban Kebakaran TINADA (Waspada): Bank Republik Indonesia (BRI) Cabang Sidikalang dan Unit Salak, Kecamatan Salak, Kabupaten Pakpak Bharat bantu warga korban kebakaran di Desa Tinada, Kecamatan Tinada, Kabupaten dimaksud. Adapun bantuan berupa, seng 69 lembar (ukuran 7 kaki) dan 69 zak semen (50 kg). Penyerahan bantuan itu berlangsung, Rabu (11/5) di tenda penampunganlapanganbolakakiTinada yang secara simbolis diserahkan langsung oleh Kepala S I Situmorang dengan didampingi Mantri (bagian pinjaman) Sahala Manik dan beberapa karyawan BRI Unit Salak. S I Situmorang, Kepala BRI UnitSalakdihadapanparakorban kebakaran mengatakan, bantuan yang diberikan ini merupakan atas rasa kepedulian, kemanusiaan dan keprihatinan terhadap musibah yang telah dialami para keluarga korban kebakaran. Untuk itu, kami, pimpinan

Waspada/Neirul Nizam Aru

GUDANG Pengoplosan minah di Kelurahan Perdamean Sigambal Kec. Rantau Selatan digrebek polisi.

Gudang Minah Oplos Di Rantau Selatan Digerebek Polisi RANTAUPRAPAT (Waspada) : Polres Labuhanbatu menggerebek gudang pengoplosan minyak tanah (minah) di Lingkungan Perdamean Kelurahan Perdamean, Kecamatan Rantau SelatanLabuhanbatu,Kamis(12/5)sekirapukul12:00. Petugas menyita sebanyak 29 drum minah yang dioplos dengan minyak solar dan tepung tonsil standar siap edar. Pantauan Waspada pada penggerebekan itu, pemilik yang tidak sempat lari berhasil diamankan beserta sejumlah barang bukti yakni, 29 drum minah oplos siap edar, 31 drum kosong, 1unitmesinsedot,selang,19karungbekastepung tonsil standar, 3 buah jerigen ukuran 25 Liter. Modus pengoplosan bermula karena tersangka diketahui juga menjual minah subsidi serta membuka usaha jual beli minah non subsidi dan isi ulang gas yang saat ini diduga telah menipu masyarakat dengan mengoplos minah dengan minyak solar serta dicampur dengan tepung tonsil standar. Pemilik gudang oplos, RT,52, ketika dikonfirmasi menolak memberi keterangan. “ Besok ajalahya,kannantijumpajugadiPolres”terangnya yangsertamertadigelandangpetugaskeMapolres Labuhanbatu. Sementara, Ro,31, yang mengaku sebagai pekerja mengakui, dirinya hanya sebagai pekerja

dan masih 10 hari ikut bekerja di gudang pengoplosan itu. Dijelaskan Ro, mengenai cara pengoplosan dimaksud dilakukan melalui prosedur biasa, “ 1 Drum minyak solar dicampur terlebih dahulu dengan tepung tonsil standar, setelah diaduk rata,kemudiandicampurkembalidengan2jerigen ukuran 25 liter minyak tanah yang asli, akhirnya menghasilkan sebanyak 1,5 drum minah oplos yang siap edar,” jelasnya. Ketika disinggung besarnya keuntungan yangdiperoleh,Romengatakantidakmengetahui pasti, akan tetapi yang jelas keuntungan diperoleh sebesar Rp3.500 per liternya,” gak tau berapa keuntungan seluruhnya, tapi yang jelas Rp3.500 per liter dapatlah,” terang Roni yang tidak ikut dibawa ke Mapolres untuk diperiksa. Sebelumnya, pihak Polres Labuhanbatu yang dipimpin langsung Kasat Intelkam AKP Mijer menangkap 3 tersangka dengan barang bukti sebanyak 5 drum minah oplos beserta becak bermotor jenis pengangkut barang di kawasan kelurahan yang sama dan diduga ada hubungannya dengan penggerebekan gudang oplos itu. Kapolres Labuhanbatu AKBP HirbakWahyu Setiawan melalui Kasat Reskrim AKPTitoTravolta Hutauruk membenarkan.(a17)

Kawanan Rampok Gasak Peralatan Eskavator Perkebunan

Waspada/Arlius Tumangger

KEPALA BRI Unit Salak SI Situmorang didampingi Mantri (Bagian Pinjaman) Sahala Manik secara simbolis menyerahkan bantuan kepada keluarg korban kebakaran di tenda penampungan lapangan bola kaki Desa Tinada, Kecamatan Tinada, Kabupaten Pakpak Bharat. Foto direkam, Rabu (11/5). dan seluruh segenap karyawan BRI Cabang Sidikalang dan Unit Salak merasa terpanggil guna

mencoba meringankan beban yang dtelah ihadapi para keluarga korban kebakaran. (a37)

TORGAMBA (Waspada) : Belasan perampok, Kamis (12/5) dinihari menyatroni perumahan karyawan PTWisu Indo Jaya, di Dusun Aek Batu, Desa Asam Jawa, Kec. Torgamba. Dalam aksi itu, kawanan rampok berhasil menggondol tiga unit eskavator, uang milik karyawan dan harta benda lainnya. Salah seorang korban Saddam Siregar, 37, yang juga saksi mata mengatakan, sekira pukul 04:00, dia dikagetkan dengan kedatangan belasan pria ke tenda. Saat terbangun Saddam lalu dihujanipukulanhinggakepalanyamengeluarkan darah. Selanjutnya korban diminta menunjukkan barak karyawan. “Saat itu saya tidur di tempat parkir eskavator, lalu kawanan rampok memukuli saya pakai besi dan kayu. Kemudian saya diminta tunjukkan barak. Karena takut saya antarkan,” kata Saddam.

Sesampainya di barak, kawanan perampok lalu mengumpulkan tujuh karyawan kebun ke salah satu rumah dari empat rumah di barak. Di tempat itu, seluruh karyawan diikat kaki dan tangannya menggunakan tali rafia, lalu menyumpalmulutdanmatamerekamenggunakanlakban. Setelah menggondol harta benda karyawan yang ada di barak tersebut, sebagian perampok kemudian pergi ke tempat eskavator diparkirkan dan mempreteli seluruh peralatan eskavator itu. Sebelum meninggalkan lokasi, kawanan rampokjugamelukaiSaddamdanIdah,20,istrinya serta Sayuddin Sipahutar. Saddam dan Sayuddin mengalami luka di kepala dan kaki, sedangkan Idah menderita luka memar di lengan kirinya. Kasat Reskrim Polres Labuhanbatu AKP Tito Travolta Hutauruk yang dikonfirmasi membenarkan. (c18)


B4

WASPADA, Jumat 13 Mei 2011

Bersambung ke hal. B5


B5

WASPADA, Jumat 13 Mei 2011 Sambungan dari hal. B4

Hakim Tolak Eksepsi Terdakwa Wakil Manajer PS Sidimpuan P.SIDIMPUAN (Waspada): Majelis Hakim Pengadilan Negeri Padangsidimpuan, Kamis (12/ 5), dalam amar putusan selanya menolak eksepsi atau nota keberatan Wakil Manajer Persatuan Sepakbola (PS) Sidimpuan, HAN, terhadapdakwaanJaksaPenuntut Umum (JPU). Majelis Hakim perkara No: 313/Pid/Sus/2011/PN.PSp kasus dugaan korupsi anggaran PS Sidimpuan sekitar Rp 1, 2 miliar ini diketuai Syahlan SH.MH, anggota Efiyanto D, SH dan Zulfadli, SH.MH, serta Panitera Pengganti, Jawatin Silitonga, SH. Persidangan itu dihadiri JPU Kejaksaan Negeri Padangsidimpuan, Polim Siregar, SH, Yudha Utama Putra, SH, Sartono Siregar,

SH, dan Achmad, SH. Sedangkan terdakwa didampingi dua dari 12 kuasa hukumnya, M Irsadi Nasution, SH, dan Syahruzal, SH. Dalam amar putusannya majelis hakim mengatakan, eksepsi yang diajukan terdakwa bersama penasehat hukumnya dari Syahruzal Yusuf MH & Associates, telah memasuki pokok perkara. Sehingga harus dibuktikan melalui proses persidangan. Mengenai eksepsi yang mengatakan terdakwa bukanlah pejabat Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Pemko Padangsidimpuan yang mengelola anggaran olahraga. Sehingga tidak bersalah dalam hal ini, ternyata ditolak hakim. Tentang eksepsi terdakwa

dan penasehat hukumnya yang meminta majelis hakim menolak dakwaan JPU karena tidak jelas, tidak cerdas, tidak cermat, dan kabur. Juga ditolak, karena menurutmajelishakimdakwaanJPU itu sudah menguraikan secara jelas siapa terdakwa, peran, dan kronoligisnya. “Eksepsi terdakwa yang mengatakan dakwaan JPU tidak cermat, tidak cerdas, dan kabur. Setelah Majelis Hakim meneliti dan bermusyawarah, memutuskan untuk menolak eksepsi tersebutkarenatidakberalasan,”kata Majleis Hakim dalam amar putusan sela-nya. Untuk itu, pada putusan sela ini majelis hakim memutuskan menolak eksepsi terdakwa secara

keseluruhan. Memerintahkan melanjutkanpemeriksaanperkara PS Sidimpuan dengan terdakwa HANmelaluiprosespersidangan. “Majelis hakim menolak seluruheksepsiterdakwa.Memerintahkan pemeriksaan perkara ini dilanjutkan dalam persidangan,” ujar Ketua Majelis Hakim, Syahlan, SH.MH. Sidang ditunda dan dilanjutkan kembali dengan agenda pemeriksaan saksi-saksi , Senin (23/5). Namun sebelum itu ketua majelis hakim menanyakan kepada terdakwa dan penasehat hukumnya apakah akan mengajukan keberatan atas putusan sela ini.Ternyata tidak ada keberatan. (a27)

Pemprovsu Bangun Jembatan Sigalangan-Tor Simitcak Di 2011 P.SIDIMPUAN (Waspada) : Anggota DPRD Sumatera Utara Mulkan Ritonga, Selasa (10/5) menyebutkan, tahun ini Pemprovsu akan mengucurkan dana kePemkabTapanuliSelatanuntuk membangun jembatan penghubung di Kelurahan Sigalangan dengansembilandesadiLembah Bukit Tor Simitcak, Kecamatan Batang Angkola. Mulkan Ritonga, mengungkapkan itu seusai melaksanakan reses hari pertama di lima daerah

kabupaten/kota yang merupakan wilayah calon Provinsi Sumatera Tenggara. Katanya,pembangunanjembatan ini akan dilakukan secara bertahap setiap tahunnya lewat Bantuan Daerah Bawahan (BDB) yang ditampung pada APBDSumut. Kondisiinidilakukan karena anggaran yang terbatas. Pembangunan tahap pertama 2011 dengan kucuran dana dari APBD Sumut sekira Rp2 miliar. Dana ini diperkirakan baru

cukup untuk membangun konstruksi fondasi kiri dan kanan jembatan. “Sisanya akan ditampung pada APBD TA 2012,” kata Mulkan yang baru menghadiri pengajian yang diikuti sekitar 600 anggotapengajianMasyito,tokoh masyarakat, tokoh adat dan generasi muda Batang Angkola. Disebutkannya, reses ini bertujuan menemui dan menampung aspirasi masyarakat konsti-

tuennya di Dapil 6 yang meliputi Tapsel, Madina, Palas, Paluta, dan Kota Padangsidimpuan. Pada saat itu sejumlah warga kepadaMulkanRitongamengaku sedihmelihatkondisiinfrastruktur jalandiwilayahDapil6,khususnya di Tapsel. Memang hampir 60 persen rusak parah. Tapi perbaikannya cukup minim akibat anggaran untuk memperbaikinya tidak cukup, jawab Mulkan. (a27)

Akibat Pelayanan, Notaris Dan PPAT Datangi BPN Madina PANYABUNGAN(Waspada): Diduga ada pilh kasih dari BPN dalam pelayanan pengajuan sertifikasi tanah, tiga notaris dan Pejabat Pembuat Akta Tanah, Fitrisna Borotan, SH.SPN, Elinajjah Pulungan SH SPN, dan Sondang Matiur, SH SPN , Rabu (11/5), mendatangi Kantor Badan Pertanahan Negara (BPN) Kabupaten Mandailing Natal di Komplek Kantor Pemkab Madina. Menurut mereka, kewenangan notaris dan PPAT diatur berdasarkanPP37Tahun1998.Dalam PP itu dengan tegas dijelaskan, mereka adalah pejabat umum yang diberikan kewengan untuk

membuat akta-akta otentik mengenaiperbuatanhukumtertentu mengenai hak atas tanah, atau hak milik atas satuan rumah susun wilayah kerja. Dan notaris maupun PPAT bekerja sama dengan BPN, untuk pembuatan sertifikasi tanah dari akta tersebut. Namun pihak BPN selamainididugaselalumempersulit program pemerintah untuk sertikasitanahyangdiajukanoleh notaris dan PPAT, dengan cara memperlambat terbitnya sertifikasi tanah. Yang jadi pertanyaan bagi mereka (notaris dan PPAT yang ribut), ada seorang notaris berini-

sial IH berkedudukan di Panyabungan, bisa mengeluarkan sertifikasidalamjangkawaktudua sampai tiga minggu. Sementara mereka selama ini mulai dari proses pendaftaran sampai terbit sertifikat, bisa memakan waktu hingga tiga bulan. Situasi tersebut mereka nilai tidak normaldanakhirnyamendatangi pihak BPN. Kepada wartawan, para notaris dan PPAT ini mengatakan, pelayanan terhadap mereka dari BPN ada pilih kasih karena IH, selalumendapatpelayananprima dari BPN mengingat suaminya bekerja sebagai tata usaha di

Kantor BPN. Kepala BPN Madina, Juharnel, kepada wartawan mengatakan kedatangan beberapa orang notaris hanya kesalah pahaman. Menurutnya, keterlambatan keluarnya sertifikasi bisa juga karena persoalan sistem entri di BPN yang sudah online melalui komputer. Sistem perangkat pelayanan tersebut bisa saja membuat kerja agak terlambat, dan di tambah lagi persoalan kerusakan sistem danpersoalanlistrikyangberdampak pada terganggunya sinyal onlinene, serta operatornya yang cuma satu orang.(c14)


B6 1 CM 2 CM

WASPADA

Rp. 12.000 Rp. 24.000

3 CM Rp. 36.000 4 CM Rp. 48.000

BURSA

AUTOMOTIVE Informasi Pembaca

AC BR CL ND DB

Bursa Automotive

: Air Condition : Ban Radial : Central Lock : Nippon Denso : Double Blower

PS PW RT VR EW

: Power Stearing : Power Window : Radio Tape : Velg Racing : Electric Window

BMW 318i M40 Thn. ‘90. Biru metalik Standart Orisinil. Harga Rp. 26Jt/ Nego. Hub. 061-7634 2170, 061-77927147 (maaf TP) DAIHATSU PAKET MURAH - New Xenia VVT-I DP 14 Jt-an...Angs?? - Pick Grand Max DP 9 Jt-an.....Angs?? Call Saja TEDDY CAPELLA 0812 6325 656 / 77884663 # ASTRA DAIHATSU PALING UNTUNG # New Luxio VVTi DP 6 Jt-an Ans. 3 Jt-an New Pick Up VVTi DP 7Jt-an Angs. 2 Jt-an New Xenia V VTi DP 13 Jt-an Angs. 3 Jt-an Ready Stock Semua limit, Minibus, juga Terios Pesan Segera Ke: Ahmad Nst 0812 6005 2465 ( 24 Jam)

DAIHATSU BARU KREDIT & CASH DP 7 Jt-an..........................Pick Up DP 11 Jt-an........................Xenia DP 15 Jt-an........................Terios Hub. Chico 0813 7694 1988 / 77722561

DAIHATSU Xenia/Li tahun 2004 D i j u a l . Wa rn a s i l v e r ( P o w e r Window/Miror) BK. Harga 95Jt. Nego. HP. 0852 6294 6310 # PAKET MEI MURAH #

Grand Max Pick Up DP 8 Jt-an Xenia DP 18 Jt-an Terios DP 20 Jt-an Luxio DP 6 Jt-an Ready Stock, Full Cash Back n bonus Hub: NITHA ASTRA. 0812 60 1111 98 / 061 7757 7722

DAIHATSU Jet Star Thn. 86. Biru Terong. Harga 12 Juta, bisa nego. Hub. 0821 6510 2349 # ASTRA DAIHATSU PROMO #

Ready: Xenia, Terios, Gran Max MB & Pick Up. Bunga Ringan. Proses Cepat !!. Data dijemput! Hub. Edy 061-77723699 / 0819 851688 XENIA Vvti...DP mulai 12 Jt-an angsuran 3 Jtan NEW TERIOS...DP Mulai 15 Jt-an angsuran 4 Jt-an Luxio, Sirion, Pick Up & Minibus Dp Hanya 10 % Syarat mudah, Proses Cepat, Kredit s/d 5 tahun Hubungi: ROZAK * 0812 6310 9000 - 77049000

DAIHATSU GM Pick Up DP O%.

Xenia Li Angs. 2.866Jt. TS Extra Angs. 3,779Jt. Luxio Cash Bac 12 Jt, Sirion Cash Back 15 Jt. Hub. DIKA 0852 7074 7744 - (061) 7744 3877

# DAIHATSU MURAH 100% BARU # Xenia.......DP 12 Jt-an.....Angs. 3 Jt-an Terios........DP 16 Jt-an.....Angs. 4 Jt-an Pick Up.....DP 8 Jt-an......Angs. 2 Jt-an Luxio.........DP 8 Jt-an.......Angs. 3 Jt-an Hub. Capella Medan. 0812 6311 0820 (Josia) DAIHATSU Taruna CSX Efi dijual Thn. 2000, W. Hitam, AC, Tape, VR, BR, BK Mdn, mesin sehat, sgt mulus. Original. Hrg. 87Jt/damai. Hub. 0813 7096 3481

DAIHATSU Espass Thn. 1997. Real Van 1600 AC, Tape, Ban Radial. Warna biru, Harga Nego. HP. 0813 7526 9930 DAIHATSU Feroza Hitam, Thn. 1994 W. Hitam Medan, mesin, Body, Terawat. VR, AC, PS. Hg. 45Jt Nego. Hub. 0811 615 411

DAIHATSU Xenia 1.0, Hitam thn. 2009 BK Mdn Hrg. 104 Jt. Hub. Jl. Manunggal/ Jermal HP. 0813 7675 0891 (BU)

DAIHATSU Ferosa Th. 94/95 Dijual. PS, DVD, AC, S. Lhoc. Ban Baru. Mobil orisinil. H. 47 Jt Nego. Hub. 0852 1700 3657 TP/SMS DIJUAL 1. Isuzu Panther Hi Grade Thn. 95/96. PS, AC DB, PW, Remot, Alarm, V. Racing. H. 60Jt. 2. Isuzu Panther Bravo Cruiser Long Thn. 94.PS, ACDB, PW, Remot Alarm, V. Racing. Cat 2 warna. H. 45Jt. Hub. Ibu Cuming. HP. 0853 62 040718 0852 9641 9233. (maaf sms TP)

ISUZU Panther Grand Deluxe 2,3 Th. 95. Grey Blue Met, sgt mulus, mesin sehat, VR, BR, PS, PW, CL, RMT, RTP, AC Dingin. Hrg. 60Jt. Nego. Hub. 0812 64777 088

5 CM 6 CM

Rp. 65.000 Rp. 78.000

7 CM 8 CM

Rp. 91.000 Rp. 104.000

ISUZU Panther Totalasy 92/93. mulus, w. biru met, BK Medan, AC, Tape, VR, Power Window, SL, Siap pakai. H. 47Jt. Nego. Hub. 0812 6477 946

TOYOTA Altis Thn. 2002 dijual W. Hitam, sgt mulus, original. BK Mdn (tgn pertama, sehat, jarang pakai. Hrg. 135Jt. Hub. 061-7773 1399

ISUZU Panther Pick Up 2003. W. Biru Dongker AC, Tape. H. 25Jt Net. Sisa 2.300.000 X 23. Bulan Hub. 0812 6477 946

TOYOTA Kijang Komando Long Thn. 90 Akhir, warna merah metalik, kondisi 99%. Mulus luar dalam: AC, VR, Tipe. BK Panjang, siap pakai. H. B Nego.HP. 0852 7562 7458

PICANTO City Car - HEMAT DP 13.5Jt Mobil SONY - KIA HP. 0813 8723 8734

TOYOTA Kijang G 1995. AC DB, CL PS, VR, BR, Tape CD, Abu2 metalic. Jarang pakai. Body kaleng/Original. Khusus Pemakai No. Agen HP. 0813 9631 5789

KIA

* MITSUBISHI BARU PROMO * T120PU DP 12 Jt-an Angs. 2,4 L300 PU FP DP 29Jt-an Angs. 3,7Jt. Colt Diesel DP 40 Jt-an Ans. 5,8 Data Dijemput. Hub. 0813 9799 0818

DIJUAL SALAH SATU

* Mitsubishi Dangan DOHC Thn. 90 Merah Hrg. 25Jt. * Kijang Rover, Abu2, Thn. 88. Hrg. 30Jt * Toyota Vios, 2003, BK Mdn, Biru Hrg 116 Jt Hub. 0813 7687 7810 SUZUKI Aerio 2003 Silver metalic, mulus, Rp. 91Jt/Nego. atau Over credit balik DP Rp. 60Jt. Angs. Rp. 2.650.000 x 13 bln. Hub. 0821 6160 6557

SUZUKI Escudo Tahun 1994. Warna hijau metalik. AC, VCD, masih lengkap. HP. 0813 7534 0328 - 0856 6038 999 SUZUKI Carry Futura M. Bus Dijual. Krs. Adiputro 1.3 Thn. 97. AC/Tape, Cat M. Asli, BK Mdn asli. cantik. Hg. 40Jt/Nego. Hub. 0812 6393 235

DEALER RESMI SUZUKI MOBIL

Carry PU 1.5 FD Rp. 9 Jt-an ..Angs. 2.587.000,APV Rp. 12Jt-an ...........Angs. 3.705.000,New Karimun Rp. 9 Jt-an..Angs. 3.302.000,Splash GL RP. 13 Jt-an ...Angs. 3.744.000,Swift ST DP 16 Jt-an ...Angs. 4.354.000,SX4 DP 19 Jt-an ........Angs. 5.357.000,Hub. 0812 654 0809 / 77722121

SUZUKI Vitara Thn. 93. Mobil sehat, siap pakai, BK Medan asli. HP. 0813 7094 4002 - 0821 6846 0579

SUZUKI Carry Futura 1.3 MB. Thn. 1992. W. Hijau metalik. Kondisi terawat, AC, Tape. H. Rp. 28Jt/ Nego. Hub. 0813 7640 8808 SUZUKI Baleno Th. 97. PS, AC, CL, PW, Tape, Biru tua. 65Jt. 0812 6337 5647

TOYOTA Starlet 1.3 Thn. 88/89 Wrn. Hitam. BK Mdn Asli, AC, TP, VR. Mulus, terawat. Hub. 0812 6388 8038 TOYOTA Kijang Krista Diesel

# TOYOTA BARU #

DP 10%...Avanza, Innova, dll. Hub. Purba 0813 9736 0333 / (061) 77151516

TOYOTA Avanza 2011 - 100% Baru

Cicilan 2,4 Jt-an Timbul Silalahi / 0813 7057 0061 * GEBYAR TOYOTA MEI *

New Avanza G 2011 DP 17 Jt. ang. 4,4Jt Tersedia Juga Innova, Rush, Yaris, Fortune, dll. Full diskon, Hadiah menarik. Hub. 0813 9767 3580

Avanza, Innova, TOYOTA Ready: Fortuner, Yaris, Rush, Vios, Altis Cepat. Cash / Credit BARU Proses Hub. BUDI 0821 6060 4998/ 2011 061-69699882

BURSA

SEPEDA

Hubungi:

Telp. 061-77288681 HP. 0813 9770 3303 0813 9631 4465

WC WC 0813 7035 7291 WC TUMPAT/ SAL. AIR

845.8996 0812.631.6631

YAMAHA Vega R Thn. 2007/BU Warna silver Hitam, mulus, Kondisi sehat kayak baru. Harga Rp. 6,2Juta Nego. Hub. 0852 9767 8646

Bergaransi/ Setia Luhur 160 F Jl. Brayan Medan

8442246 WC 08126427 1725

Tumpat Sedot

BURSA

Telp.:

BUTUH DANA

ADI

BUTUH DANA Jaminan Apa Saja. Sertifikat Tanah Mobil & Sp. Motor. Segala tahun. Hub. 061.8222 774 HP. 0816.314.1807

WC 0812 60444275 WC 0813 6147 0812 Ada Garansi

JL. SETIA BUDI

Hub. TUMPAT / SEDOT WC/GRANSI

Proses Cepat 1 Jam Cair Anggunan BPKB Mobil Thn. 95 Up Hub. 0812 6357 6669 - 0852 9634 7333 - 061.77631725

BURSA

DANA TUNAI

ELEKTRONIK JUAL & BELI AC, TV, LCD, PS, Ampli, SPK, Kulkas, Projector, Handycam Camera, Laptop & Keyboard, dll. UD SENANG HATI 4517509 - 69677449, Jl. Sekip 67 A

BURSA

KOMPUTER Promo Laptop Murah Terdahsyat 2011 TOSHIBA HP DELL ACER

Merk terkenal, built in Jepang, tidak diragukan lagi kwalitasnya, desain elegant, mantap & bergengsi. Koneksi Internet Cepat, wireless available, komplit Program & siap pakai. sdh terjual ribuan unit. Buruan Miliki Segera di Cabang terdekat kami. Harga terjangkau & Dijamin anda Puas. Cari info, Konsultasi dengan ahlinya & coba-coba, oke2 saja. dll. Terjamin & Digaransi, No. Charge !! Hub. Medan Mall Lt Dsr. 0812 6455 7274, 0812 6498 7006 Millenium Plaza : 0852 1090 7422, 0812 888 21068 Harga Medan Plaza : 0812 6534 4059, 0813 750 89159 Rp. Aksara Plaza : 0813 9742 2213, 0812 6582 2006 Binjai Super Mal l : 0813 6125 4113, 0813 9798 3820 Siantar Plaza : 0813 9650 7030, 0812 6022 4423 Pajus Sumber : 0812 6341 8789 Merak Jingga 210 : 0852 609 39634 Suzuya R. Prapat : 0813 9720 5544, 0813 9682 9165 Jt-an Ringroad Asrama 9B: 8442015

2

Setia Budi

KEHILANGAN

AC AC AC

BURSA

HILANG/TERCECER HILANG

Hilang BPKB Asli No. 2501944 H. a/n. BUDI WINARTO. Alamat Jl. ST. Syarif Kasmi Balai Makam Duri

TERCECER

1 (Satu) buah BPKB Asli BK 5301 FZ, a/n. JOKO SUPRIADI alamat Jl. Sari Dusun VI Teratai 8. Kel. Marindal I Kec. Patumbak Medan.

HILANG

BPKB Asli BK 8853 MM. a/n. Sisman Siregar. Alamat Jl. Amal Bakti Gg. Teratai Dsn X Kel. Tembung PS. Tuan

HILANG/TERCECER

Telah hilang/tercecer Surat tanah SK Camat. No. 592.2/ 126/1991. Yang ditanda tangani oleh Drs. Hady Karma Camat Hamparan Perak, a/n. PT. San Jung Toba Indonesia. Hilang / Tercecer disekitar Jl. Karya - Jl. P. Bulan

JAYA TEKHNIK

TERCECER/HILANG

Cuci AC, Isi Obat/Freon Bongkar Pasang AC Hub. 0813 7536 4412

7767 7220

Isi Freon - Cuci - Perbaikan Bkr Pasang dan Spare Parts AC - KULKAS - MESIN CUCI Hub.061-7797 2065 0813 6149 7921

Service: AC, Kulkas, M. Cuci, TV, CCTV, Bngkr, Pasang. Bergaransi. Hub.061-77913537 - 0813 7553 3375

MINI & EFEKTIF IKLANKAN PRODUK ANDA

CONVERSATION, TOEFL, IELTS, SCHOOL LESSONS, ETC, Rp. 500.000/ BLN, GROUP = 1-2 ORG CALL: MR. SHASHI 0812.602.00912

BURSA

BUSANA & ASESORIS

PECI MAHKOTA

MENJUAL PECI TEMPAHAN Berbagai Model dan Warna Jl. Prof. H.M. Yamin SH. No. 344/Jl. Serdang Depan Gg. Sado Medan

CV. ALFADH ALBAROKAH PARFUM AGEN TUNGGAL LUZI SUMBAGUT

JL. SM. RAJA NO. 174 MEDAN TELP. (061) 662.5312 HP. 0813.7567.0005 TERMURAH & TERLENGKAP SEDIA: MANE, PARFEX, CHARABOT, LAVERNE, LABOR, KEVA, DULBERG & BOTOL² PARFUM

BURSA

MATERIAL

CD

MADINA SERVICE

SERVICE BERGARANSI

BURSA

PENDIDIKAN ENGLISH FOR YOU

FD

HILANG/TERCECER Surat Perjanjian Ganti Rugi Tanah a/n. H. M. ILIYAS. L u a s 2 9 5 1 m 2 . Ya n g terletakan Desa Sunggal Kanan, Kec. Sunggal

BURSA

ELEKTRONIK

Akta Jual Beli No. 36/PPAT/7/ 1980. a/n. Zakaria yang bertempat di Daerah Istimewa Aceh. Kec. Seulimeum Desa: Alue Rindang. Luas +/- 18.000M2. Tercecer disekitar Banda Aceh/ Aceh Besar 1.Surat Pelepasan dan Penyerahan Hak Dengan Ganti Rugi Nomor: 592.2-168/BB/X/2002 Tgl.8-10-2002 dari Camat Binjai Barat. 2. Surat Pelepasan Hak atas Tanah dengan Ganti Rugi Nomor: 2 Tgl. 26 Desember 2007. Dari Notaris Nurliana, SH. Mka. Hilang di Jl. Brigjend Katamso Gg. Rela pada bulan Juni - Juli 2010 Yang kehilangan: ZULVIYAN, Drs. Ak. Jl. Brigjend Katamso Gg. Rela No. 9 Medan Maimon.

BURSA

Jl. Setia Budi

DIJUAL CEPAT

Yamaha Mio Matic Sporty. Thn. 2008. Warna hijau mulus, kondisi sehat, lampu dpn udah model u. Harga Rp. 8 Juta Nego. Hub. 0852 7630 3879

Media yang Tepat untuk Iklan Anda

TERCECER/HILANG

KONSTRUKSI

TUMPAT/ SEDOT

HONDA Supra Fit. Thn. 2004 Dijual. Kondisi bagus. warna baru, silver Rp. 6,2Jt/Nego. Hub. 0852 6225 0761

WASPADA

HILANG/TERCECER

Hub. 8219951 Jl. Setia Budi No. 2

BURSA

BURSA

PHOTO COPY

ANDA TUMPAT - SEDOT

SEPEDA MOTOR

Harian

BURSA

Khusus Medan Deli, Marelan, Labuhan, Belawan Hub. 0812 6390 660 Iklan Anda Dijemput

Foto Copy Sharp Sp. 8300. Harga 3 Jt. HP. 0813 7526 9930

061-4576602. Terimakasih

Bermasalah: 1. Perawatan 2. Ganti Oil (System Plashing) 3. Recondisi (Overhaul)

Ingin Promosikan Produk Anda

HARGA BELUM TERMASUK PPN 10%

silahkan hubungi kami di

TRANSMISI MOBIL METIK

Anda Butuh Dana Tunai??? Dengan Jaminan BPKB Silahkan hubungi: (061)76336525 - 0812 6081 3010

FAX.4561347

Segala akibat yang terjadi diluar tanggujawab PT. Harian WASPADA. Apabila anda mencurigai sesuatu,

SERVICE/ASESORIS MOBIL

TOYOTA Kijang Jantan Thn. 89 W. Hijau metalic. 6 Speed 5 Pintu, BK Medan Asli, Mobil bagus. 37,5Jt/Nego. 0813 6150 8497 / Maaf sms tdk dilayani

IKLAN KHUSUS 6x1,5 kolom Rp. 120.000

HA TI-HA TI terhadap penipuan yang HATI-HA TI-HATI mengatas namakan PT. Harian WASPADA, kami dari PT. Harian WASPADA tidak pernah mengirim sms untuk membeli produk anda, TI-HA TI apabila anda ingin dan HA HATI-HA TI-HATI melakukan transaksi jual beli melalui transfer.

BURSA

DANA BUTUH DANA TUNAI TUNAI

11 CM Rp. 165.000 12 CM Rp. 180.000

Pelanggan Yang Terhormat

Th. 2001. Wrn Silver BK Panjang. BU Mbl Mulus. SMS Ke 0813 6212 2339

SUZUKI Karimun Estillo Th. 2007. Warna Gold, Eks Wanita. Harga 92Jt/ Nego. Hub. HP. 0813 7549 1548

TOYOTA Kijang Commando Long 6 Speed Th. 92. Hitam met, VR, BR, RTP, AC Dingin, mesin sehat. Hrg. 49Jt. Nego. Hub. 0812 6063 7823

9 CM Rp. 126.000 10 CM Rp. 140.000

Jumat, 13 Mei 2011

Surat Tanah atas nama ISMAIL (SK CAMAT). Alamat Jl. Jemadi Kelapa II. No. 41 P. Brayan Darat II

KIRIMKAN... DATA IKLAN ANDA DALAM BENTUK

DIGITAL

Keterangan lebih lengkap silahkan hubungi:

TELPON : 061 - 4576602 FAX : 061 - 4561347

* Format: JPG - TIFF (Photoshop)

Mau Menjual Rumah, Tanah, Kendaraan, Barang Kerajinan Tangan atau Barang Dagangan Lain? Ya Tentu...Pasang Iklan di... Surat Kabar Tercinta:

Harian

WASPADA

Untuk informasi lebih lengkap hub

TEL. (061) 4576602 FAX. (061) 4561347

“PAKET DAIHATSU TETAP PALING UNTUNG” ASTRA DAIHATSU READY STOCK

DP. 0%. atau Angsuran 2 Jt-an

DP.20Jt-an Mulai

atau Angsuran 3 Jt-an

Pasang Iklan Mini

“WASPADA” Telp: 061 - 4576602


Agenda

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

07:30 DAHSYAT 11:00 Infotainment INTENS 12:00 Seputar Indonesia Siang 12:30 Seputar Peristiwa 13.00 Sinema Siang Cantik Cantik Kok Bawa Monyet 15:00 Cek & Ricek 16:00 HEBAD 17:00 Seputar Indonesia 17:30 Silet 18.30 Putri Yang Ditukar 20.15 Mega Sinetron Anugerah 22.30 Box Office Movie End Of Days

07.00 Disney Club 07.30 Upin & Ipin 08.30 Cerita Pagi 11.00 Sidik 11.30 Lintas Siang 12.00 Layar Kemilau 13.30 Cerita Siang 15.00 Layar Spesial 16.30 Aksi Juara 17.00 Zona Juara 18.00 Animasi Spesial 19.00 Upin & Ipin 20.00 Tarung Dangdut 21.00 Cerita Pilihan 23.00 Musik Pilihan 00.30 Lintas Malam

07.00 Land Before Time 08.00 Woody Woodpecker 10.30 Sinema Realita 11.30 Topik Siang 12.00 Klik! 13.00 Mantap 14.00 Buaya Darat 15.00 Djarum Indonesia Super League 2010 - 2011 17.35 Katakan Katamu 18.35 Super Family 19.35 Sinema Spesial 21.30 Pengejar Rahasia 22.30 World Most Amazing Video 00.00 Topik Malam

07.05 Editorial Media Indonesia 08.05 Eleven Show 09.05 Eleven Show 10.05 Eleven Show 11.05 Agung Sedayu 12.05 Metro Siang 13.05 Dunia Kita 13.30 Jakarta Jakarta 14.30 Metro Sore 15.30 Public Corner 16.05 Discover Indonesia 16.30 Genta Demokrasi 17.05 Metro Hari Ini 18.05 Metro Hari Ini 19.05 Suara Anda 20.05 Suara Anda 21.05 Top Nine News 21.30 Kick Andy 23.00 Headline News 23:20 Metro Sports

07.00 Sinema Anak 08.00 Halo Polisi 09.30 FTV Drama 11.30 Patroli 12.00 FTV Siang 14.00 Happy Song 15.00 KiSS Sore 15.30 Fokus 16.30 Cruel Temptation 17.00 Artis Sahabat 18.00 Dia Anakku 19.00 Nada CInta 21.00 Antara Cinta Dan Dusta 22.00 Sinema Sinema 00.00 Angling Dharma 01.00 Fokus Malam

07.30 Rangking 1 08.30 Derings 10.00 Fun Games 11.00 Insert 12.00 Reportase Siang 12.30 Jelang Siang 13.00 Bingkai Berita 13.30 Kejar Tayang 14.30 Police 86 16.00 Gong Show 17.00 Reportase Sore 18.00 Jika Aku Menjadi 18.45 Big Brother 20.00 Cinta Cenat Cenut 21.30 Bioskop TRANS TV 23.00 Bioskop TRANS TV 00.00 Reportase Malam

06.30 Apa Kabar Indonesia 09.30 Kabar Pasar Pagi 10.00 Coffee Break 11.00 Jejak Islam 11.30 Kabar Keadilan 12.00 Kabar Siang 13.30 Mutumanikam 14.00 Yang Terlupakan 14.30 Jendela Usaha 15.00 Kabar Pasar 16.00 Selera Asal 16.30 Tahukah Anda? 17.00 Kabar Petang 19.30 Zona Merah 20.30 Apa Kabar Indonesia Malam 22.30 Lenong Politik 23.30 Kabar Arena

07.30 The Penguin Of The Madagascar 08.00 Tak And The Power Of Juju 08.30 Mong 09.00 Vikcy And Amp Amp 09.15 Elegamika 09.30 Obsesi 10.30 Kanjeng Mami 11.30 Abdel Temon 12.00 Awas Ada Sule 13.00 Main KAta 14.00 Petualangan Panji 14.30 Bonar Sang Pendongeng 15.00 Hand Made 15.30 Fokus Selebriti 16.30 Berita Global 17.00 Chalkzone 17.30 Spongebob 19.00 Super Hero Kocak 20.00 Big Movies 22.00 Big Movies

07.30 Selebrita Pagi 08.30 Johny & Lucy 09.00 Scooby Doo 10.00 Jagomatika 11.00 Warna 11.30 Redaksi Siang 12.00 Selebrita Siang 13.00 Laptop Si Unyil 14.30 Dunia Binatang 15.00 Koki Cilik 16.00 Jejak Petualang 16.30 Redaksi Sore 17.00 Jejak Si Gundul 18.00 Ups Salah Sambung 18.30 Hitam Putih 19.30 On The Spot 20.00 Opera Van Java 22.00 Bukan Empat Mata 23.30 Masih Dunia Lain 00.30 Sport 7 Malam **m31/G

Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuan

Aksi panggung Avril Lavigne di Jakarta

CATATAN

09:00 Liputan 6 Terkini 09:03 Hot Shot 10:00 SCTV FTV Pagi 12:00 Liputan 6 Siang 12:30 SCTV FTV 15.00 Uya Emang Kuya 14:30 Status Selebriti 17:00 Liputan 6 Petang 17:30 Istiqamah 18:00 Islam KTP 20:00 SL Liputan 6 Terkini 21:00 Pesantren & Rock n Roll 22:33 SCTV FTV UTama Jangan Gadaikan Cintaku

B7

BURSA

LOWONGAN

DIBUTUHKAN

Tukang Jahit pakaian wanita dan Tukang jahit bordir secepatnya Yang berminat hubungi: 0821.6762.3688

DIBUTUHKAN

Untuk kerja di Fotocopy, Laki-laki Tamatan SMA, Berpengalaman Hub. Langsung ke alamat Jl. Setia Budi No. 128 simpang Abadi (Fotocopy Bulan)

DICARI

Cpt Guru TK/ Playgroup, SMU/ D3/ S1 syarat: Kreatif, datang langsung Jl. Karyawisata No. 23A Johor Tp. 786.1690 Medan

DIBUTUHKAN DRAFTER

Menguasai Autocad dan 3D Max Pendidikan: STM/ S1 Arsitektur Dapat dihubungi: BERLIAN RESIDENT 0852.7529.3304 Paling lambat 1 minggu setelah terbit

LOWONGAN KERJA

Dibutuhkan karyawan/ karyawati untuk “A D M I N I S T R A S I P E R G U DA N G A N ” diutamakan berpengalaman dibidang material Telekomunikasi dengan kriteria sbb: 1. Pria/ wanita umur max. 30 thn 2. Minimum tamatan SMA 3. Mampu mengoperasikan Komputer & Internet 4. Islam/ jujur & bertanggung jawab Lamaran diantar langsung ke: PT. BINATAMA SENTRAFAJAR Jl. B. Katamso No. 23C Medan Telp. (061) 451.3802

DIBUTUHKAN SEGERA Restoran “ASOKA CORNER” membutuhkan: A. Supervisor sebanyak: 2 orang B. Tukang Masak sebanyak: 5 orang C. T u k a n g P o t o n g / G o r e n g sebanyak: 10 orang D. Waiter sebanyak: 20 orang E. Bartender sebanyak: 5 orang F. Cleaning Service sebanyak: 5 orang Persyaratan: 1. Utk kriteria A s/d E minimal tamatan SMA/sederajat 2. Utk kriteria D & E maksimal berusia 26 tahun 3. Utk kriteria D, E & F pengalaman tidak diutamakan 4. T e m p a t t i n g g a l k a r y a w a n disediakan perusahaan Antar “SEGERA” surat lamaran anda ke: Restoran Asoka Corner Jl. Ring Road (simp Jl. Bunga Asoka) No. 5 & 6 Medan Telp. (061) 822.7822

LOWONGAN KERJA Perusahaan agen tunggal mesin-mesin penggandaan/ cetak merek terkenal membutuhkan SEGERA tenaga Teknisi dengan persyaratan sbb: 1. Pria, usia maksimum 23 tahun 2. Pendidikan minimal SMK jurusan Elektronika 3. Menguasai Teknik Komputer lebih diutamakan 4. Berbadan sehat, ramah dan pekerja keras 5. Untuk penempatan di kota Medan, Pematang Siantar dan Banda Aceh Lamaran lengkap paling lama 1 (satu) minggu sejak iklan ini dapat dikirim atau dibawa langsung ke:

PT. SETIAWAN SEDJATI

JL. H. ADAM MALIK NO. 83A MEDAN TELP. (061) 661.8015 - 661.8312

DIBUTUHKAN

Perusahaan Konfeksi Kaos, membutuhkan beberapa penjahit Hub. 0811.659.235 DIBUTUHKAN: Gadis/ Janda untuk menjaga anak di Medan, Gaji 700 Rb s/d 1,5 Jt/ bln Hub. Bapak Andi 0812.6553.5559 Medan

DIBUTUHKAN SEGERA BAKER (Ahli masak Roti), Satu orang laki-laki, Umur max. 40 tahun Hub. 0813.6125.5363 DIBUTUHKAN

- Dicari Tenaga kerja yang tamatan SMK Peternakan Khusus Wanita, Berusia 25 thn dan belum berumah tangga - Info lebih jelas hubungi: 0813.9672.7202 Jl. Rawa Cangkuk 1 No. 26 Medan Denai

DICARI

2 ORG TK. PANGKAS YG MUSLIM RAPI, JUJUR, RAJIN, BERPENGALAMAN PANGKAS PELANGI (JAMINAN Rp. 60 RB/ HARI) JL. BESAR DELITUA NO. 30 (SEBELUM MESJID DELITUA) HP. 0812.6062.660

DIBUTUHKAN SEGERA

Beberapa orang Karyawati ahli di Bidang Marketing Persyaratan: - Umur 25 - 35 thn - Surat lamaran kerja - Foto copy KTP - Foto Kopi Ijazah terakhir - Foto terbaru 3x4: 3 lembar Hubungi:

PT. HAPPY DREAM MEDAN Jl. Merdeka Lk. 20 No. 1A Pulo Brayan Hub Telp: (061) 662.2736 HP. 0812.1217.834

PT. HAPPY DREAM HELVETIA Jl. Kapten Muslim No. 18F (dpn Mesjid Al Islam) Telp. (061) 847.2755 HP. 0821.1277.2255

BURSA

PROPERTY

Informasi Pembaca Bursa Property

GR : Garasi KM : Kamar Mandi KP : Kamar Pembantu KT : Kamar Tidur SHM: Sertifikat Hak Milik

LB LT RM RT

: Luas Bangunan : Luas Tanah : Ruang Makan : Ruang Tamu

RUMAH PERMANEN DIJUAL

Uk. 11x22, RT 1, KT 3, KM 3, R. Sholat 1, Dapur, Garasi besar Jl. Gatsu depan Kodam I BB, H. Nego Hub. 0812.6477.946 - (061) 847.3165

RUMAH DIJUAL

LT. 20mx23m, 4 KT, 1 KP, 3 KM, Garasi, Mobil, SHM, Siap huni Jl. Perjuangan No. 72-H (samping Komp. HP.. 0812.651.7068 Tasbih) HP 3034.0479, TP

DIJUAL CEPAT

1 (Satu) unit Rumah Type 54, Uk. 6x15m, Hak Milik, PAM 2200 Watt, Atap cor, AC, Garasi, Sudah renovasi di Komplek Rivera Blok NCL No. 73 (Perumahan Persis di depan Mora Indah) Hub. 0811.637.721 0852.7572.1096

Magnet Rock Avril Lavigne KEHADIRAN rockerwati asal Kanada – Avril Lavigne, untuk kedua kalinya di Jakarta – setelah mengebrak Istora Senayan pada 2005 silam, benar-benar jadi satu kerinduan dan magnet yang memikat bagi para penggemarnya. Terbukti, konsernya bertajuk Black Star Tour 2011 gelaran Mahaka Entertainment di Balai Kartini Jakarta Selatan, Rabu RUKO 2½ tingkat Dijual di Jl. Karya Jaya simp. Karya Bakti T. Kuning, Lokasistrategis, Cocok u n t u k u s a h a , Ya n g b e r m i n a t h u b . 0813.7038.0119 - 0813.7553.5067

RUMAH DIJUAL

Uk. Bgn: 50m² - 2 LT Jl. Rawa Cangkuk I T.S.M Medan Denai, Harga Rp. 45 Jt Hub. 0813.6244.4474

RUMAH DISEWAKAN

Jl. Pembangunan Komplek Pondok Surya Blok II No. 50 Medan - Helvetia, Uk. 10x12m, 3 KT, 2 KM, Garasi, Ada teras dan halaman

Hub. 0813.7645.4717 - 0813.7086.3811

RUMAH DIJUAL (DENAI)

Jl. Jermal 3 No. 8 Ujung, Lk. VII Kel. Denai, Kec. Medan Denai, LT. 300m², LB. 150m², Harga Rp. 620.000.000, Sertifikat Hak Milik PLN + Air PAM + Telp HP. 0821.6752.0606

DIJUAL CEPAT

Rumah di Jl. Luka Gg. Saudara Uk. LT: 12x24m, LB. 12x20m Km Tidur 4, Km Mandi 2, Garasi Surat Hak Milik, Harga nego Berminat hub. (061) 7766.8458 (061) 7636.7874

RUMAH DIJUAL PERMANEN

Jl. Suasa Tengah Lingk. V Gg. AlIstiqomah No. 10 Mabar Hilir Medan Deli, LT. 14x16m, LB. 6x11½, SHM, PLN (1300), 3 KT, 1 KM, 1 Gong (Gudang), Garasi 7x8m (Btk L), Hrg Rp. 300 Jt/nego TP Hub. 0811.6024.149 / 0813.6135.7495

malam (11/5) lalu, langsung disambut antusias plus histeria ribuan penggemarnya. Tampil enerjik dan seksi dengan kostum hitam-hitam, Avril membuka konsernya tepat pukul 20.15 dengan lagu Black Star dicuplik dari album terbarunya bertitel Goodbye Lullaby lansiran Maret 2011 lalu. Tak hanya ingin melihat aksi panggung pujaannya,

UMROH MULTAZAM Program Umroh reguler 9 hr, 13 hr Mei tgl : 09-12-19-26 juni tgl: 07-14-21-28 Juli tgl : 05-12-19-26

DIJUAL/ DIKONTRAKKAN

Rumah permanen 6 KT, 3 KM, (Rmh besar), PAM, PLN, Telp, (Full keramik) Jl. Prof. HM. Yamin, SH Gg. Kelambir No. 8 (dkt kemana²) Hub. 0852.9635.2311 (no SMS & TP) Sebelah Mesjid Al-Fajar

TANAH TANAH Dijual di Tanjung Balai di Jl. Sudirman (Belakang Ktr Imigrasi) Uk. 20x30m Hub. 0831.9605.9240

DIJUAL TANAH (SAWAH)

Luas 44,36 Rante di Pasar Katib Darus - Gebang (dkt Tj. Pura), di pinggir jalan aspal - lebar depan 232meter, Hrg Rp. 7,5 Jt/Rante Hub. 0813.7078.4600 (Pemilik langsung)

TANAH KAPLING MURAH

Tanpa DP, dekat Bandara Kuala Namo, Ukuran mulai 6x20m, Harga mulai Rp. 308.000/ bulan Gratis Batubata 1000 bh Hub. 0821.6080.4638 - 0852.6125.7628

TANAH DIJUAL

Uk. ± 13x25,5m², Tanah tinggi, Hrg termurah dari lokasi sekitarnya, Hnya 155 Jt, Jl. Eka Rasmi msk Eka Mulya mau lihat hub. 0852.9635.2311 (No SMS & TP)

Program Umroh Ramadhan Awal Ramadhan : 26-28-29-30 juli Pertengahan Ramadhan : 04-05-06 Agustus Akhir Ramadhan : 18-19-20 Agustus Satu Bulan Ramadhan : 28-29-30 Juli

Hub. Jl. Titipapan /Pertahanan No. 10 Telp. 061-4576116, 061-4512319 Hp. 081361372321, 081264958456

HP. 0821.6124.9975

TANAH DIJUAL/ SHM

Luas ± 7000m² Tembok keliling Jl. Garu III Alfalah Medan Amplas Hub. 0812.6358.4056 TP Harga nego

TANAH DIJUAL/ SHM

Pinggir jalan lintas Sumatera, Luas ±2,1 Ha, Tembok keliling perdus, Serdang Bedagai Hub. 0812.6358.4056, TP Harga nego

AMANAH UMROH UMROH REGULER 9 HARI JUNI & JULI TGL. 8, 20 UMROH REGULER 14 HARI JUNI & JULI TGL. 10, 15, 29 UMROH + CAIRO 12 HARI JUNI TGL. 27 MADINAH (5*) MAKKAH (4*) JEDDAH : AL AZHAR (5*) UMROH AWAL & PERTENGAHAN RAMADHAN 9 HARI DAN 14 HARI TGL. 29 JULI & 5 AGUSTUS UMROH FULL RAMADHAN 35 HARI TGL. 27 JULI

Penerbangan Via Singapore Khusus bagi jema’ah dari luar kota nginap di Hotel Madani Gratis

UMROH HEMAT Rp. 14.600.000

Offic: Gedung Gelora Plaza Lt. 1 Jl. SM. Raja No. 4/18 Medan Telp. (061) 7326981, 081375031889 - 085262133488

PESANTREN MODERN

DARUL ULUM - AL MUHAJIRIN PAKET HAJI PLUS NON KLOTER 2011 PENDD. TERPADU AGAMA & UMUM (IPA-IPS)

DIASUH OLEH ALUMNI² TIM. TENGAH. MADINAH - MESIR SYRIA - INDIA DAN BERBAGAI PERGURUAN TINGGI DALAM NEGERI 1. INSYA ALLAH 1 (SATU) TAHUN BISA B. ARAB/ INGGRIS 2. FIQH SHOLAT & FARDU KIFAYAH MAZHAB SYAFII 3. DILENGKAPI SARANA COMPUTER, PUSTAKA, LAB. BAHASA 4. ASRAMA PERMANEN - ASRI 6. SARANA OLAH RAGA - FOOTSAL - VOLLY - BASKET BADMIN - TENNIS MEJA DAFTARKAN SEGERA PUTRA/ PUTRI BAPAK/ IBU

Langsung Berangkat ! Tidak Perlu Ngantri ! Umroh Promo Ramadhan Full Ramadhan: 22 Juta 11 Hari : 18 Juta

Umroh Promo Reguler Mei Dan Juni 2011

BURSA

senyum lebar mengiringi lagu ‘Smile’. Magnet rock luar biasa Avril pun kian menyihir dan menyentuh emosi penonton lewat nomor ‘I’m With You’. Rocker wangi kelahiran, 27 September 1984 ini tiba-tiba menghilang dari pentas. Teriakan penonton, membuat Avril kembali dengan membawakan satu lagi lagu penutup bertajuk ‘Complicated’. “Terimakasih Jakarta, I Love You,” tandas Avril, pemilik perusahaan parfum bermerk Black Star dan Forbidden Dwan, sambil turun panggung. * (AgusT)

KUSUK & LULUR

KESEHATAN

ANDA BUTUH

ANTU DEN GAR ? ALAT B BANTU DENG HUB.

MEL TRA HEARING AID MELTRA JL. KEDIRI NO. 36 MEDAN TELP. 451.6161

WASIR/ AMBEIEN Garansi 10 Hari Sembuh Tanpa Operasi Hubungi Spesialist Wasir

H.G.A. FACHRUDIN

Jl. Brigjend. Katamso No. 683C Medan ( ± 50m dari Simpang Pelangi) HP. 0852.9751.4253 - 0812.6050.0881

TERAPI VITALITAS PRIA

MBAK ALIN

BERSEDIA DIPANGGIL HUB. 0813.7739.9508 BEKAM & GINSENG

SAFARI DAKWAH MUALLAF & TERAPY BEKAM PLUS, OBAT DR CINA DITEMPAT MASYARAKAT/ JAMAAH/ DGN BIAYA IKHLAS & BAROKAH HUB. UST MHD. COU CINWI AWI CHENGHO.COM 0813.3673.8898

Ingin Promosikan Produk Anda

Harian

WASPADA Media yang Tepat untuk Iklan Anda

Jadikan Pria Jadi Idaman Para Wanita

11 Hari : 15 Juta 14 Hari : 17 Juta

PAKET HAJI Haji Plus

MAKKAH

MADINAH

HARGA (USD)

Grand Shafa

Al - Anshor Starap

US.8.000 US.7.500 US.7.300

Starap

JL. BINJEI - KUALA KM. 13 PSR. 2 PADANG CERMIN/ SIMP. PEMANCAR - SELESAI - LANGKAT TELP. (061) 457.6116 - 0813.7630.8291 - 0813.6137.2321

BIRO PERJALANAN

UMROH & HAJI PLUS

PAKET UMROH 2011 PAKET

UMRAH REGULER UMRAH AWAL RAMADHAN UMRAH FULL RAMADHAN UMRAH AKHIR RAMADHAN

JUMLAH

9, 11 HARI 15 HARI 30 HARI 15 HARI 10 HARI 25 HARI

WISATA MUSLIM MAROCCO + SPANYOL + DUBAI

HAJI PLUS 2012

BERANGKAT

25 JUNI 2011 30 JULI 2011 30 JULI 2011 15 AGUSTUS 2011 12 OKTOBER 2011 2012

Ingin Promosikan Produk Anda Harian

WASPADA

Jl. Jamin Ginting No. 119 Pancur Batu 20353 Phone: (061) 7780.3003 Fax. (061) 836.2060 Mobile: 0812.605.8936 E-mail: rosaktour_mdn@yahoo.com

Media yang Tepat untuk Iklan Anda

TANAH DIJUAL

BURSA

AIR MINUM KEMASAN CUP

Sistem RO, Rasa Alami dan Segar, Kaya Oksigen Harga Rp. 11.500/ Kotak Isi 48 Cup Siap antar di tempat Hub. SABILUNA JAYA - INI JALAN KITA TELP. 061-8455.634 / 0852.6166.9810

KONSENTRAT UTK PAKAN TERNAK: AYAM - BEBEK - SAPI - BABI LKP 1 SDK MKN DI CAMPUR 1 KG PAKAN KWALITAS EXPORT HUB. 0812.3533.694

KAYU - KAYU BEKAS BROTI 2X3 P½ METER

Hub. 0812.6560.8305 7757.4490

DIJUAL

1. Tanah Uk. 10x38m, SHM, Tembok keliling 2 mtr, Lokasi Jl. STM/Suka Jadi No. 13, Hrg 900 Rb/m Net 2. Rumah Petakpermanen 4 Pintu, SHM, Uk. 161m² Lokasi Jl. Pendidikan Gg. Salak Mdn Perjuangan, Hrg 220 Jt/nego 3. Tanah Uk. 20x20mtr, Akte Notaris, LokasiDs.Sekip Dsn. Sadar Lb. Pakam Pinggir Jalan Aspal 3 Km dari Bandara Kualanamu, Hrg 200 Rb/mtr nego Hub. 733.0430 / 0813.7203.7299

HUB. RSU. SUFINA AZIZ

BURSA

PERABOT TEMPAHAN MURAH - Lemari pakaian 3 pintu Sungkai asli Rp. 1.500.000 tempahan - Kitchen set atas bawah Sungkai asli Rp. 1,5 Jt/mtr Hub Telp. (061) 661.6802 - 661.8116 - 7653 2188

SPRING BED DIJUAL MURAH Spring Bed 6 kaki 2 lapis Rp. 1.150.000 Spring Bed 5 kaki 2 lapis Rp. 1.075.000 Spring Bed 4 kaki 2 lapis Rp. 1.000.000 Spring Bed 3 kaki 2 lapis Rp. 900.000 Spring Bed 3 kaki Dorong Rp. 1.000.000 Garansi Per 10 tahun Hub Telp. (061) 661.6802 - 661.8116 - 7653 2188

Ingin Promosikan Produk Anda Harian

WASPADA Media yang Tepat untuk Iklan Anda

Pasang Iklan Mini

“WASPADA” Telp: 061 - 4576602

KLINIK

PUTRA PASUNDAN RAJANYA PENGOBATAN ALAT VITAL ANDA GAGAL DITEMPAT LAIN...???

N

CALL CENTER: (021) 9862000 0878 8200 0020

PELUANG BISNIS

DIJUAL

(Komplex IDI Al-Azhar Medan), Ukuran 14x24,5m/ SHM, Rp. 300m²

DIJUAL TANAH DAN BANGUNAN

Permanen, Uk. 14x15m, LT. keramik, Kmr 3, Rp. 250 Jt/nego alamat Jl. Ampera Gg. Melati No. 37B Mandala By Pass Medan

membahana mengiringi lagu yang pernah hits diawal tahun 2004 silam. Avril yang bersimbah peluh, lalu berganti kostum dan memakai kaos putih. Lagu ‘When You’re Gone’ dan ‘Stop Standing There’ yang membuat Balai Kartini seakan bergetar hebat lantaran semua penonton bernyanyi sambil melambai-lambaikan kedua

JARAK HOTEL KE MESJID ±60 METER

Program Umroh Plus Umroh Plus Cairo : 10 Juni Umroh Plus Turkey : 20 & 27 Juni Umroh Plus Aqsha : 20 Juni

RUKO DIJUAL

Dua unit Ruko Gandeng 2½ tingkat LT. 9x15m, LB. 8x13m, (SHM, keramik, PLN, PAM), Lokasi Jl. Amal luhur dekat Sekolah, Mesjid, R. Sakit Sari Mutiara, Plaza Millenium Jl. Kpt. Muslim Medan, Harga nego Bila berminat/ serius Hub. 0811.640.016

sekitar 5 ribu penonton yang sudah menunggu tiga jam sejak pukul 17.00, tanpa dikomando begitu antusias bernyanyi bersama. Avril lantas menyapa sekitar 5.000 penonton memadati ruang konser. “Jakarta ! Are you ready ? Dan mengajak penggemarnya berjingkrak bersama mengiringi lagu kedua “Sk8er Boi”. Teriakan histeris bercampur koor panjang

tangan mereka. Janda DeryckWhibley – vokalis band Sum 41 ini, kemu-dian membabar lagu. ‘I Love You’ disambung dengan lagu ‘WishYou Were Here’ yang dibawakan dengan konsep akustik. Ia lalu membawakan intro lagu ‘Losing My Grip’ namun menem-bangkan ‘Girlfriend’. Avril terus berupaya memukau pemujanya dengan memainkan gitar Pink kesayangannya sambil membawakan lagu ‘Happy Ending’. Kemudian mengajak penonton menyung-gingkan

Kami memberi bukti bukan janji, alat vital besar dan panjangditempat, no suntik, no silikon dan bukan bahan kimia, murni tradisional, ramuan alami dan Do’a, dijamin paten dan permanen tanpa ada efek samping bebas pantangan. Untuk semua usia, ras dan agama. Untuk Pria: Besar dan panjang disesuaikan dengan ukuran yang di inginkan, dijamin joss, menjadikan alat vital keras, kuat, tahan lama, menyembuhkan impotensi, ejakulasi dini, lemah syahwat, lemah karena diabetes dan mengatasi ereksi, loyo dan kurang gairah, kembali perkasa menangani bekas suntik/ silikon, mani encer, plek cur, mati total, spilis, mandul, ingin punya keturunan, dan menangani yang gagal ditempat lain. Untuk Wanita: (Bisa berdarah lagi) menghilangkan keputihan becek, bau tidak sedap, ingin menceng-kram, wangi. Buktikan disini (Bergaransi) HP. 0812.8481.8889 Alamat praktek: Jl. SM. RAJA SAMPING UISU MASUK JL. SEMPURNA 300M NO. 49 MEDAN

PUSAT PENGOBATAN SPESIAL ALAT VITAL

Gelar terapi alat vital paling spektakuler langsung besar dan panjang di tempat no suntik/ silicon, terapi aman tanpa efek samping, asli tradisional, bebas pantangan, untuk semua usia, ras dan agama. Cukup satu kali pengobatan khasiatnya luar biasa dijamin...!!! Puas, paten dan permanen untuk selamanya Terapinya aman serta bebas pantangan, metode terapi dan teknik dasar pengurutan untuk membetulkan simpul syaraf kejantanannya disempurnakan dengan sarana supra natural/ do’a, yang sudah di pandukan melalui ramuan khusus untuk menambah keperkasaan dan juga ukuran yang diinginkan. Cukup satu kali pengobatan khasiatnya luar biasa. Dijamin joss!!! Dan keahliannya luar biasa... Langsung besar dan panjang ditempat, disesuaikan dengan ukuran yang di inginkan: panjang 15 cm diameter 3 cm, panjang 17 cm diameternya 4 cm, panjang 20 cm diameternya 5,5 cm. Sanggup melakukan hubungan secara berulang-ulang tanpa obat kuat/ doping, dijamin faten..!!!

KLINIK TRADISIONAL ALAT VITAL DARI PELABUHAN RATU CISOLOK BANTEN DITANGANI LANGSUNG

A. AMARUDIN

TERAPI KEJANTANAN DENGAN MENGGUNAKAN TOTOK SYARAF DAN DIBERIKAN RAMUAN/ JAMU HASILNYA PERMANEN. TANPA EFEK SAMPING BEBAS USIA, BEBAS PANTANGAN DAN AGAMA REAKSI LANGSUNG DI TEMPAT MEMILIH UKURAN YG SUDAH DI SIAPKAN DARI NO (1) S/D (3)

MENGOBATI PRIA

+ BESAR : 3, 4, 4, 4, 4, 5, 5, 5, 6 CM + PANJANG : 13-14-15-16-17-18-19-20 CM - IMPOTENSI - LEMAH SYAHWAT - KURANG KERAS/ LOYO - MANI ENCER/ EJAKULASI DINI - DIABETES/ KENCING MANIS - TDK PNYA KETURUNAN - MENANGANI PROBLEM ASMARA, DSB ALAMAT: JL. SM. RAJA DEPAN GARUDA PLAZA GG. KELUARGA SAMPING KLINIK BUNDA NO. 31A HP. 0812.6057.6444

DITANGANI LANGSUNG

BPK. HARYONO

ASLI DARI BANTEN IZIN DINKES 448/503/III/2008

Menyembuhkan impotent, lemah syahwat, kencing manis, raja singa, loyo, ejakulasi dini, cepat keluar, siplis, lemah syahwat, dll, dijamin normal kembali !!! batas usia 80 thn. Terapi alat vital Bapak Haryono sudah puluhan tahun menangani keluhan pria, terapinya nyata, hasilnya luar biasa, tidak disuntik/ silicon aman tanpa efek samping, beliau pakar kenjantanan asli asal Banten. Yang paling pertama menemukan cara terapi tradisional dan hasil ditempat. Ilmunya sudah dipatenkan. Menangani bekas suntik, silicon, ingin cepat dapat keturunan, sperma encer adn menangani yang gagal dari tempat lain. ditangni secara tuntas untuk penanganan serahkan pada ahlinya bergaransi dan sudah teruji dan terbukti Khusus Umum, menangani masalah seperti menaklukkan hati melalui senyuman dan kerlingan, membuat orang yg diinginkan simpatik dan jatuh hati, membuka aura pesona kecantikan/ ketampanan anda, juga masalah rumah tangga lainnya, cepat dapat jodoh PIL/ WIL, mengembalikan keharmonisan suami istri

Alamat Praktek tetap: Jl. SM. Raja/ Yuki Simp. Raya masuk Jl. Amaliun Gg. Kesatuan No. 4 HP. 0813.7660.6663

NB. MOBIL BISA MASUK/ GARASI

KLINIK TERAPY ALAT VITAL MAK EROT YANG TERUJI DAN TERBUKTI

Dengan H. TEJA SAEFUL

Cucu Asli Mak Erot Bersama

A. Ust OTONG

BILA anda ingin perkasa ingat jangan sampai salah masuk carilah yang benarbenar pewaris ilmu Mak Erot Sejati, karena keahlian H. Teja Saeful sudah tidak diragukan lagi dalam menangani keluhan seputar alat vital bahkan pengobatan H. Teja Saeful, sudah terkenal Indonesia dan kota-kota besar di Indonesia, sudah ribuan pasien tertolong dipengobatan Mak Erot ini yang aman tanpa efek samping, bahkan dimanca negara sekalipun pengobatan Mak ERot sudah tidak diragukan lagi keberhasilannya. INGAT untuk Kaum Pria janga nsampai Anda terhina Kaum wanita karena kondisi alat vital yang kurang sempurna Izin Dinkes No. 448 Hak Paten No. 00.2004.09965.10041 KONSULTASI UMUM: KHUSUS PRIA: - Buka Aura - Ejakulasi dini - Cari Jodoh - Impotensi - Sesama jenis - Memperbesar “Alvit” - Pelaris - Memperpanjang “Alvit” - Memikat lawan jenis - Keras dan tahan lama dll - Besar PYDR KHUSUS WANITA: - Ingin punya keturunan - Memperkencang & memperbesar payudara - Mengobati keputihan dll

DIJAMIN 100% Hanya Tempat Kami Klinik Mak Erot Jl. Laksana No. 55J masuk dari Jl. Amaliun Yuki Simpang Raya Medan (Praktek Tetap) HP. 0812.4038.333


Ragam

B8

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Pernyataan Pengarang The Grand Mosque of Paris

Ilustrasi bagaimana orang-orang Jahudi diselamatkan lewat terowongan bawah tanah Masjid Agung Paris.

The Grand Mosque of Paris

Kisah Muslim Selamatkan Jahudi Semasa Holocaust

TAHUN 1940 dampak dari Perang Dunia II (PD II) menjalar ke Perancis. Akibatnya kehidupan di sana morat-marit. Tentara Nazi dengan sepatu boot dan senjata lengkap memenuhi jalanan, rakyat Perancis terpaksa antri dalam barisan panjang selama berjam-jam hanya untuk membeli sepotong kecil roti, dan polisi menangkap seluruh keluarga hanya karena satu kesalahan, jadi orang Jahudi. Selama perang, rasa takut, kelaparan dan kehilangan menjadi teman sehari-hari. Bahaya mengintai di mana-mana, khususnya bagi umat Jahudi, termasuk anak-anak. Nazi Jerman, yang menyulut PD II, membenci Jahudi dan bersumpah memburu mereka kemana pun. Tentara Nazi menginvasi Polandia pada tahun 1939, maka pecah lah PD II, dan rejim Nazi menyebar ke seluruh penjuru Eropa. Banyak orang Jahudi melarikan diri ke Perancis, di mana mereka berharap bisa menyelamatkan diri. Namun, tahun 1940, Nazi berhasil menaklukkan Perancis. Satu pemerintah baru Perancis bekerjasama dengan Nazi dibentuk di kotaVichy. PemerintahanVichy dengan cepat mengeluarkan hukum anti-Jahudi. Polisi Vichy menangkapi orang Jahudi dan mengumpulkan mereka dalam kamp tahanan penuh kutu. Di tahun 1942, Nazi membangun kamp-kamp kematian, dan mulai melakukan pembunuhan massal terhadap Jahudi di Eropa. Pemerintah Vichy menangkapi orang-orang Jahudi segala umur dan mengirim mereka ke kamp kematian. Di Perancis, 11.402 anak-anak Jahudi (balita dan bayi baru lahir sekalipun) dikirim ke kamp kematian. Hanya sekitar 300 di antara mereka yang selamat dari perang tersebut. Di seluruh penjuru Perancis, sebagian orang mencoba melindungi anak-anak Jahudi dengan cara menyembunyikan

mereka di dalam biara, sekolah, peternakan dan rumahsakit, di mana saja di mana anak-anak Jahudi diperkirakan bisa berbaur. Namun di Paris, Nazi dan polisi ada di mana-mana, dan usaha menyelamatkan diri makin sulit. Sebagian umat Jahudi di Paris mendapatkan pertolongan di tempat yang tidak biasa. Itulah Grand Mosque of Paris (Masjid Agung Paris), pusat lembaga Islam di Perancis, oasis tersembunyi di balik tembok tinggi di tengah-tengah kota. Masjid Agung Paris merupakan bangunan seperti dalam khayalan, dengan kubah putih dan menaranya yang berkilauan, sangat kontras dengan kondisi Paris saat itu. Ketika masjid itu dibangun tahun 1926, negara-negara Afrika Utara seperti Aljazair, Maroko dan Tunisia berada di bawah kekuasaan Perancis, dan banyak Muslim dari negara-negara itu datang ke Paris. Lahan tempat berdirinya masjid tersebut diberikan oleh pemerintah Perancis, sebagai ucapan terimakasih kepada setengah juta tentara Muslim yang berperang membela Perancis semasa PD I. September 1940, Nazi dan pemerintah Vichy mulai mencurigai orang-orang di Masjid Agung Paris membantu orangorang Jahudi. Kecurigaan itu telah membahayakan rektor masjid dan staf-stafnya, namun mereka tidak takut. Salim Halali, seorang pemuda Jahudi dari Aljazair, berada di Paris ketika Nazi menduduki Perancis. Dia datang ke Paris dengan impian menjadi seorang penyanyi. Di tengah situasi berbahaya dia datang ke Masjid Agung Paris. Si Benghabrit, rektor pengurus Masjid Agung Paris membuatkan sertifikat muallaf untuk ‘membuktikan’ bahwa Kakek Salim sudah memeluk agama Islam. Bahkan Si Benghabrit diam-diam mengukirkan nama keluarga Salim di

satu makam tak bernama di pemakaman Muslim yang ada di kompleks masjid itu untuk lebih meyakinkan pihak Nazi bahwa Salim seorang Muslim. Dua orang pemuda dari Afrika Utara berhasil melarikan diri dari satu kamp perang di Jerman dan sampai ke Paris. Albert Assaouline, seorang Jahudi, dan Yassa Rahal, seorang Muslim, sama-sama tidak punya kartu identitas diri dan pasti akan ditahan jika tertangkap. Karena Albert orang Jahudi, resikonya lebih besar. Nazi tidak berani menangkap Muslim. Mereka takut pada pergolakan Muslim di Afrika Utara, di mana mereka telah memperlihatkan berhasil memerangi tentara Sekutu. “Synagog sudah pasti bukan pilihan kami, sementara gereja pun diperkirakan bukan tempat yang aman, sampai akhirnya kaki kami tiba di depan pintu Masjid Agung Paris. Dia masuk duluan, dan meminta ijin apakah dia bisa mengajak teman yang bukan Muslim. Mereka mengijinkan, dan kami tinggal di sana selama tiga hari,” Jelas Assaouline. Selama di sana, Assaouline melihat ada orang lain yang bersembunyi di sana. Dia mengatakan “orang dewasa ditempatkan di ruang bawah tanah, dan anakanak di apartemen di lantai atas.” Selain ruang-ruang umum, di masjid itu juga terdapat apartemen bagi orang-orang yang bekerja di sana: rektor, imam, penjaga masjid dan lainnya. Banyak di antara mereka punya keluarga dan bisa menyembunyikan anak-anak Jahudi di antara anak-anak mereka. Tidak akan ada yang tahu perbedaannya, jika pun orang curiga, masjid sudah menyiapkan sertifikat kelahiran Muslim bagi mereka. Tentara Nazi dan pejabat Vichy menghormati masjid tersebut, namun mereka bisa datang dan melakukan penyelidikan kapan saja. Syukurnya, masjid itu sudah dilengkapi dengan sistem alarm. Dari kantor-

nya, secara diam-diam Si Benghabrit dengan mudah menekan bel di lantai di bawah mejanya yang akan menghidupkan alarm di bagian lain masjid. Bila alarm berbunyi, biasanya mereka yang tengah bersembunyi dari Nazi langsung dibawa ke ruang shalat bagian perempuan, di mana tentara Nazi dan polisi Vichy tidak berani masuk. Dr. Ahmed Somia, seorang Muslim dari Tunisia, membantu melindungi anak-anak Jahudi dari tangan Nazi dengan berpura-pura mengatakan mereka sakit dan harus dikirim ke klinik khusus yang jauh dari Paris, di mana mereka akhirnya selamat sampai perang berakhir. Di rumahsakit Muslim di mana Dr. Somia bekerja, para dokter secara diam-diam merawat pilot dan tentara sekutu di malam hari, dan menyembunyikan mereka di siang hari. “Semasa perang,” kata Dr. Somia “kami membentuk kelompok untuk membantu tahanan perang Afrika Utara yang melarikan diri…Kami berusaha membantu siapa saja yang membutuhkan tempat untuk bersembunyi.. dan kami akan menganjurkan mereka ke masjid yang selalu terbuka untuk mereka. Banyak yang mengikuti rute itu dan menemukan tempat berlindung di masjid itu.” Banyak Muslim semasa Perlawanan Perancis terlibat dalam membantu Jahudi melarikan diri dari Paris yang telah diduduki Nazi. Gerakan Perlawanan itu adalah jaringan rahasia mata-mata dan pejuang, yang juga terdiri dari orang-orang biasa – guru, tukang roti, jurnalis atau pekerja pabrik – yang melakukan apa saja untuk memerangi Nazi. Etnis Muslim Kabyle yang ikut membantu Perlawanan Perancis itu memiliki dua kelebihan. Pertama bahasa. Tidak ada yang paham bahasa Kabyle selain mereka sendiri. Dr. Somia

mengatakan “Bila Anda menceritakan rahasia kepada seorang Kabyle, yakinlah rahasia tersebut tidak akan pernah bocor.” Kedua, Kabyle adalah Muslim. Bila mereka mengenakan topi tradisional yang disebut fez itu menandakan mereka Muslim, dan kemungkinan Nazi tidak akan memeriksa mereka. Topi ini pula dipakai Jahudi untuk melakukan penyamaran. Di ruang bawah tanah Masjid Agung Paris terdapat terowongan sepanjang ratusan mil menuju tepi sungai Seine. Mereka yang sampai di tepi sungai tersebut akan dijemput peniche (kapal tongkang) yang digunakan oleh anggota Perlawanan Kabyle. Mereka kemudian disembunyikan di dalam tongtong anggur yang kosong dan dibawa ke tempat yang aman. Sepanjang perang, Si Benghabrit mempertahankan sikapnya. Sebagai rektor masjid, dia wajib mematuhi pemerintah Nazi dan Vichy untuk melindungi Muslim di Paris. Namun dia juga secara diam-diam mengijinkan masjid jadi tempat berlindung bagi mereka yang membutuhkan. Ketika PD II berakhir tahun 1945, Si Benghabrit terus mengabdi sebagai rektor masjid sampai dia menghembuskan nafas terakhir pada tahun 1954. Dia dimakamkan di kompleks masjid itu. Karena jasa Si Benghabrit, Salim Halali menjadi seorang penyanyi yang sukses dan diakui sebagai pencipta lagu modern Afrika Utara. Albert Assouline pula di akhir hidupnya mengabdikan diri untuk membantu orangorang yang membutuhkan pertolongan di Masjid Agung Paris, di mana nyawanya pernah diselamatkan. Dr. Ahmed Somia terus melanjutkan tugasnya menyelamatkanya nyawa orang tanpa membedakan keyakinan para pasiennya. Syafri/The Grand Mosque of Paris.

DEBORAH Durland Desaix & Karen Gray Ruelle menyatakan, buku The Grand Mosque of Paris ini berisi kisah yang tidak banyak diketahui orang dan akhirnya diselimuti misteri. Karena kisah ini lebih banyak disampaikan dari mulut ke mulut, bukannya berupa cerita tertulis. Apalagi orang-orang yang terlibat di dalamnya sudah banyak yang wafat. Sangat sedikit ditulis tentang tindakan berani umat Muslim di Paris semasa Perang Dunia II (PD II) berkecamuk dan sejarah ini hampir tidak ada tercatat dalam arsip resmi. Mungkin karena tindakan tersebut dilakukan secara diam-diam sehingga tidak didokumentasikan pihak penguasa – atau memang karena mereka tidak mau mendokumentasikannya.“Syukurnya, ada juga cerita yang masih terus bergulir dan kami mencoba menelusurinya sebanyak mungkin,” ujar Deb dan Karen. “Kami memulainya dengan mencoba – meski tidak berhasil – menjumpai orang-orang Jahudi yang diselamatkan di Grand Mosque of Paris (Masjid Agung Paris) itu. Beberapa waktu kemudian kami mengetahui bahwa banyak juga pihak lain yang melakukan pencarian serupa.” 63 Tahun setelah PD II berakhir kisah ini mulai ditulis, karenanya tidak mengherankan kalau Salim Halali, Albert Assaouline dan Dr. Ahmed Somia (tokoh-tokoh utama dalam buku ini) sudah tiada. Bahkan mereka yang saat PD II masih berstatus anak-anak, pasti sudah jadi lansia saat buku ini ditulis. Derri Berkani, seorang pembuat film dan penulis novel warga Perancis keturunan Aljazair yang kedua orangtuanya menjadi anggota Perlawanan Kabyle, mulai meneliti kisah ini di tahun 1974. Dia mewawancarai sejumlah orang, termasuk Dr. Somia, Assouline dan beberapa anggota Perlawanan Kabyle. Derri sempat berbicara dengan Mrs. Lamberger, seorang wanita Jahudi yang menceritakan kepadanya tentang pelariannya dari Paris ketika dirinya masih gadis dengan bersembunyi di dalam peniche (kapal tongkang) yang didayung oleh orang-orang Kabyle. Dalam arsip di Masjid Agung Paris itu, Berkani dan para kru filmnya menemukan bukti tambahan berupa daftar nama anak-anak. Berdasarkan perhitungannya pada jumlah penduduk Muslim Paris di antara tahun 1940 dan 1944, ada kelebihan sekitar 400 nama dalam daftar itu. Dia yakin mereka adalah anak-anak Jahudi yang diberikan perlindungan berupa pemberian kartu identitas Muslim. Ketika beberapa tahun kemudian dia kembali lagi, daftar tersebut tidak ditemukan lagi. “Berkani menjelaskan hal itu kepada kami dalam wawancara dengannya. Film dokumenternya yang berjudul Une Resistance Oubliee: La Mosque mengungkap sebagian besar cerita yang ditemukannya.” Perkiraan jumlah orang yang diselamatkan

di masjid itu beragam. Dalam bukunya Among the Righteous: Lost Stories From The Holocaust’s Long Reach into Arab Lands, Robert Satloff menceritakan tentang pertemuannya dengan pemimpin masjid saat itu. Dalil Boubaker memberitahunya, seratus Jahudi Afrika Utara diberi kartu identitas Muslim di masjid itu. Namun, Albert Assouline menulis dalam artikelnya Almanach du Combattant “tidak kurang 1.732 penentang pemerintah Nazi mengungsi ke ruang bawah tanah masjid, mereka adalah tahanan perang Muslim yang melarikan diri, umat Kristen dan Jahudi.” Assouline menghitung 1.732 kartu ransum tambahan di antara catatan Masjid Agung Paris semasa pendudukan Nazi. “Kami melakukan penelitian di beberapa perpustakaan di Paris dan satu perpustakaan di Aixen-Provence, namun hanya sedikit yang kami dapatkan,” ujar Deb dan Karen. Syukurnya, satu dokumen catatan ditemukan Mrs. Bernheim dalam arsip Kementrian Urusan Luar Negeri. Dokumen itu berupa memo resmi dari polisi Vichy bertanggal 24 September 1940, dan ditujukan langsung ke menteri. Sang menteri diberitahu bahwa Nazi mencurigai personil di Masjid Agung Paris memberi kartu identitas Muslim kepada orang-orang Jahudi dengan tujuan untuk melindungi mereka. Juga dijelaskan bahwa Imam masjid itu sudah dipanggil dan diminta untuk menghentikan tindakan tersebut segera. Surat pemberitahuan itu ditulis hanya 3 bulan setelah pendudukan Nazi dimulai atas Perancis. Dan surat itu menjadi bukti kuat yang mendukung kisah buku ini. Sepertinya banyak keterangan rinci dari kisah kebaikan umat Muslim kepada umat Jahudi kala itu tidak akan jelas selamanya. Hanya sedikit fakta untuk memuaskan para sejarahwan. Dari potongan-potongan cerita yang kami kumpulkan dan kemudian digabungkan kami sampai pada bukti meyakinkan “Kehidupan umat Jahudi diselamatkan oleh umat Muslim di Grand Mosque of Paris” Syafri/

Ilustrasi bagaimana orang-orang Jahudi diselamatkan lewat terowongan bawah tanah Masjid Agung Paris.

Deborah Durland Desaix - Karen Gray Ruelle DEBORAH Durland Desaix atau lebih akrab disapa Deb, merupakan wanita kelahiran Miami, Florida di Amerika Serikat (AS). Saat kelahirannya, ibunya menunggu hingga waktu-waktu terakhir sebelum membawa Deb untuk dilahirkan di rumah sakit, namun ia menunggu terlalu lama! Namun, tiga saudara perempuan Deb dan satu saudara laki-lakinya, semuanya lahir di rumah sakit. Deb besar di Miami dan North Carolina, berkaca mata, si kutu buku tomboi yang suka menggambar. Ia memutuskan untuk menjadi seniman profesional saat usianya delapan tahun. Meski ia selalu menjadi yang terpendek di kelasnya, ia tetap bisa mengalahkan saudaranya dalam bermain bola basket. Usianya sebelas tahun saat pertama kali melihat salju. Meski salju tidak begitu tebal, namun ia tetap bisa membuat boneka salju, yang jadinya sangat, sangat kecil. Karen lahir di Maryland, AS, dan sering berpindah-pindah seiring ia tumbuh dewasa. Ia menghabiskan separuh masa kecilnya di London, dan punya sempat memiliki aksen yang

unik untuk beberapa saat. Ia suka menggambar — ibunya seorang seniman — namun ia sangat ingin menjadi penulis saat dewasa kelak. Saat adik laki-lakinya baru berumur beberapa bulan, Karen pernah hampir me-nginjak kepalanya, namun kini mereka jadi teman yang sangat akrab. Ia pernah menginginkan seekor anjing, dan mencoba membuatnya dari salju, namun meleleh. Akhirnya, orangtuanya mengalah dan memelihara Angus. Sejak itu, Karen tidak pernah kosong punya peliharaan, meski sedikitnya satu. Ia buruk dalam olahraga, namun ia dapat berlari lebih cepat dari semua orang di kelasnya, bahkan laki-laki. Ia juga tergolong paling tinggi di kelasnya, bahkan mengalahkan tinggi laki-laki. Deb belajar seni di Universitas North Carolina, dan meraih gelar MFA dalam ilustrasi di sekolah Seni Visual (SVA), New York. Karen belajar tentang segala hal, kecuali seni, di Universitas Michigan, dimana ia juga mendapatkan gelar Master untuk Library Science. Deb dan Karen akhir-nya tinggal di kota New York. Deb bertemu dengan pasangannya, George Inge IV, juga seorang seniman, di sebuah pameran seni dan kerajinan. Karen bejumpa dengan suaminya, Lee Ruelle, yang juga seorang seniman, di galeri seni grafis. Karena melahirkan putrinya

Nina, tahun 1991, yang juga kini seorang seniman. Deb dan Karen masing-masing memulai karir berbeda sebagai pengarang buku anakanak dan ilustrator. Seiring dengan itu, mereka juga mengerjakan beberapa kegiatan lainnya. Karen bekerja sebagai editor, pengamat, dan pustakawan. Deb mengajar ilustrasi di SVA. Suatu hari, memutuskan untuk mengikuti kelas seni di SVA. Deb merupakan pengajarnya, dan itu menjadi awal persahabatan keduanya! Mereka menjadi sahabat karib sejak saat itu. Setelah beberapa tahun menggeluti persahabatan dan buku, Deb dan Karen membuat ide untuk buku bersama-sama. Awalnya mereka membuat buku bergambar mengenai sebuah pohon tua di sebuah taman di New York. Mereka ingin buku mereka menceritakan bagaimana kota itu tumbuh di sekitar pohon itu selama dua abad lamanya, seiring tumbuhnya pohon itu. Pada buku selanjutnya, mereka ingin sesuatu yang berbeda. Buku berjudul ‘Hidden on the Mountain’ merupakan buah pikir hasil kolaborasi keduanya. Deb pindah dari New York pada saat itu. Awalnya di pindah ke Connecticut, dimana ia mengajar ilustrasi di Universitas Hartford. Lalu ia pindah ke Asheville, North Carolina, dimana ia dan George membuka studio ukir dan keramik. Tinggal di dua negara bagian yang ber-beda menjadikan proses kola-borasi keduanya menjadi makin sulit, namunDebdanKarenmenemukan cara merangkai masalah ini menjadi sangat efektif. (rzl)


Aceh

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

C1

Sembilan Pilar Teken MoU Polmas SUBULUSSALAM (Waspada): Sembilan pilar, seperti unsur Muspida plus, Perguruan Tinggi, KNPI dan organisasi kemasyarakatan lain se-Kota Subulusssalam menandatangani nota kesepakatan bersama (MoU) terkait program Perpolisian Masyarakat (Polmas) di Gedung Pertemuan DPRK Subulussalam, Rabu (11/5). Kesembilan pilar itu adalah Kapolres Aceh Singkil, AKBP Helmi Kwarta Rauf, S.IK, SH, Walikota Subulussalam Merah Sakti, SH, Ketua DPRK Pianti Mala, Ketua MPU Qaharuddin Kombih, S.Ag, Ketua MAA H M Layari Kombih, Ketua Persatuan Wartawan Kota (Perwako) Subulussalam Khalidin, S.PdI, Ketua Perguruan Tinggi STAIS H Ismail, K, S.Pd, Ketua DPD KNPI Kota Subulussalam Baginda Nasution, SH dan Ketua KPAB Hj. Anisah Sambo. Dalam kesempatan itu juga disepakati, kalau sebutan Sintua merupakan para pihak yang berwenang dalam mengambil keputusan di desa. Seperti yang disampaikan Kapolres AKBP Helmi sebelumpenandatanganan,

Polmas merupakan jalan menuju kepolisian sipil. Artinya, polisi diarahkan lebih bertindak secara humanis, mengedepankan hak asasi manusia dan selalu berorientasi pada kepentingan masyarakat. Sebagai penyelenggaraan tugas kepolisian, Polmas menurut Kapolres lebih kepada pemahaman, bahwa untuk mewujudkan situasi dan kondisi yang aman serta tertib tidak mungkin dilakukan oleh Polri secara sepihak sebagai subjek, dan masyarakat sebagai objek. Namun, harus dilaksanakan secara bersama-sama dan masyarakat diberdayakan melalui sistem kemitraan polisi dan masyarakat. Salah satu tujuannya urai Kapolres, untuk memecahkan persoalan, mengantisipasi dan mengatasi peluang munculnya konflik dan kejahatan. “Tidak semua kasus atau permasalahan harus dibawa ke ranah hukum,” terang Helmi Kwarta seraya menambahkan, ada persoalan yang bisa diselesaikan di desa melalui wadah Polmas dan jika tidak tuntas, baru kemudian bisa dibawa ke Polsek atau Polres. (b33)

Dewan Minta Lanjutkan Pembukaan Jalan Tembus Muara Situlen KUTACANE (Waspada) : Anggota DPRK Erda Rina Pelis.SP.MS.i mendesak pemerintah Aceh dan pemerintah Pusat ,agar melanjutkan pembukaan jalan tembus Muara Situlen (Aceh Tenggara)Gelombang (Kota Subulussalam). Pasalnya, jalan tembus yang menghubungkan dua daerah bertetangga itu sangat dibutuhkan masyarakat satu rumpun dan bernilai ekonomis. Terutama untuk mendongkrak perkenomian masyarakat dua daerah serta untuk melepaskan beberapa wilayah di Agara dan Kota Subulussalam dari keterisoliran dan ketertinggalan. Daerah Kecamatan Leuser, kata Erda, merupakan zona pertanian dan perkebunan yang sangat diandalkan masyarakat serta Pemkab Aceh Tenggara. Namun, karena minimnya sarana jalan yang memadai dan belum adanya jalan tembus yang menghubungkan Agara-Kota Subulussalam, banyak komoditi pertanian dan perkebunan yang nilai ekonomisnya tinggi, akhirnya kurang mempunyai prospek yang menjanjikan. Dalam setiap tahunnya, produksi sawit dari Kec. Leuser dan berbagai wilayah Agara lainnya terus meningkat. Namun sayangnya, akibat buruknya sarana jalan dari batas Agara menuju Sumut dan Medan, kualitas hasil perkebunan tersebut ketika dibawa keluar daerah semakin menyusut. Namun, bila jalan tembus Muara

Situlen-Gelombang terbuka , hasil sawit Agara tak perlu lagi dibawa jauh-jauh dan harus melintasi jalan yang kondisinya buruk serta panjangnya perjalanan bila menuju Medan. Selain itu, urai Erda, anggota dewan dari Partai Gerindra tersebut, dengan berdirinya pabrik pengolahan sawit di Subulussalam, dengan sendirinya akan membantu petani sawit di Agara. Sebab, selain jarak tembus yang relatif dekat, kualitas sawit yang dibawa juga semakin terjamin. Imbasnya pasti akan menambah pendapatan petani menyusul terjaminnya harga jual komoditi sawit dari Agara. “Kita mengakui ,bila jalan itu dibuka, memang harus melintasi hutan lindung. Namun demikian ,bila ada komitmen antar pemerintah dua daerah agar tidak membenarkan berdirinya pemukiman di sepanjang jalan yang membelah hutan lindung itu, kelestariannya pasti bisa dijamin. Bahkan perambahan hutan bisa diminimalisir,” tandas Ketua Komisi A DPRK Agara tersebut. Telo Gifson, salah seorang warga Leuser menimpali, selain pembukaan jalan Muara Situlen-Gelombang, perbaikan ruas jalan Propinsi Lawe Desky-Muara Situlen menuju ibukota kecamatan Leuser sampai ke Bun-bun Alas juga, perlu diperhatikan. “Hampir dua tahun lebih banyak ruas jalan yng rusak berat dan perlu diperbaiki,” ujar Telo diamini warga lainnya.(b27)

Warga Desak Proyek Pusat Pemkab Rp130 M Dilanjutkan IDI, Aceh Timur (Waspada): Meski telah terhenti lima bulan yang lalu, proyek pembangunan pusat Pemerintahan Kabupaten (Pemkab) Aceh Timur, di kawasan Titi Baroe, Kecamatan Idi Rayeuk, dengan menggunakan anggaran multiyears Rp130 miliar, didesak segera dilanjutkan. Hal itu dianggap penting mengingat batas waktu yang dikerjakan rekanan di bawah bendara PT Trillion Glory Internasional (TGI) Desember 2012. Selain itu, desakan juga untuk menyahuti keinginan masyarakat agar pusat Ibukota Aceh Timur segera dipindahkan dari Kota Langsa ke Kota Idi. “Bagaimanapun caranya, pusat Pemkab Aceh Timur yang telah digagas dan menjadi perhatian publik harus bisa dirampungkan. Apalagi bupati telah menyatakan, efektifitas kantor pemerintahan di Idi diharapkan berjalan awal tahun 2012,” ujar Iskandar Usman Al Farlaky, tokoh muda Aceh Timur, Selasa (10/5) di Idi. Iskandar Usman menyatakan hal itu me-nanggapi pertanyaan wartawan terkait belum dikerjakannya bangunan pusat pemerintah yang telantar sejak beberapa bulan terakhir. Menurut mantan aktivis IAIN ArRaniry Banda Aceh ini, akibat telantarnya pusat pemerintahan telah mengundang banyak tanda tanya dari masyarakat Aceh Timur. Apalagi kalangan DPRK sebelumnya telah membentuk Panitia Khusus (Pansus) guna menelusuri penyebab terlantarnya pusat pemerintah itu.

“Hasilnya sebagaimana kita ketahui, bahwa ditemukan beberapa ketimpangan yang dinilai tidak sesuai dengan progres di lapangan, termasuk pada proses penarikan uang muka” terang Iskandar seraya menjelaskan, sebelumnya sempat juga mencuat dugaan tarik menarik kepentingan anggaran dalam proses penarikan uang muka senilai Rp19,5 miliar. Lebih lanjut dia mengatakan, kondisi tersebut berbalik dengan persentase kerja yang baru sebatas 4,8 persen dengan kalkulasi nominal berkisar sekitar Rp6 miliar. Disisi lain, beberapa gedung pusat pemerintahan yang dikerjakan oleh KSO PT Lince Ramauli Raya (LCR)-PT Trilion Glory International (TGI) sebagian hanya pancang dan tiang bangunan baru terlihat. Oleh karenanya, sambung Iskandar Us-man, pusat pemerintahan yang sangat dinantikan masyarakat Aceh Timur dan direncanakan termegah jika selesai pembangunannya mutlak harus dirampungkan. “Jika tidak maka kepercayaan masyarakat akan berkurang terhadap kinerja pemerintah, meski sejumlah program besar lainnya seperti PLTA di Simpang Jernih, telah dicanangkan,” katanya. Data yang diperoleh menyebutkan, proyek pembangunan yang kini ditelantarkan meliputi pembangunan Kantor Bupati, DPRK, MAA, MPD, Dinas Syariat Islam, Gudang Farmasi, BKPP, Pelayanan Terpadu, Badan Amdal dan Pemadam, Dinas Kesehatan Hewan, serta Badan Kesbang. (cmad)

Waspada/Muhammad H. Ishak

TERHENTI: Warga melihat tiang-tiang bangunan pusat Pemkab Aceh Timur di Titi Baroe, Kecamatan Idi Rayeuk, Aceh Timur, Selasa (10/5).

Waspada/Sudarmansyah

KONDISI mobiler sekolah yang apa adanya dan sangat tidak layak di MTsS Cut Fatimah Nagor, masih digunakan siswa. Bahkan sekolah tersebut harus meminjam mobiler dari sekolah lain karena ketiadaan biaya, padahal sekolah tersebut sudah di bawah binaan pemerintah melalui Kanmenag Abdya dengan penempatan 16 guru dan sebagian PNS.

Kejaksaan Amankan Mantan Kadisnaker Aceh Singkil SINGKIL (Waspada): Kejaksaan Negeri (Kejari) Singkil mengamankan mantan Kepala Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans)

Kabupaten Aceh Singkil Mahyudin Desky, BE, Rabu (11/5). Alasan penangkapan, karena tersangka kasus korupsi ini tidak koperatif dan mengabaikan tiga

kali surat panggilan kejaksaan terkait penyidikan kasus indikasi korupsi pada dinas tersebut. Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) SingkilYuswadi, SH, MH

Kirim Material Utuh, Ekspor Biji Besi Abdya Dinilai Bermasalah BLANGPIDIE (Waspada): Material biji besi hasil eksplorasi salah satu perusahaan tambang di Aceh Barat Daya (Abdya) dinilai sarat masalah dan menyalahi ketentuan. Kondisi itu tergambar dari penumpukan material di lokasi pelabuhan yang digunakan pihak perusahaan untuk pengiriman (ekspor) biji besi dengan kondisi material yang masih sangat utuh tanpa disortir (cruiser)sertafilter(penyeleksian). Kondisi tersebut diungkapkan staf teknis di Pemkab Abdya kepada Waspada, Rabu (11/5), terkait temuan penumpukan material di pelabuhan Susoh dalam rangka ekspor ke salah satu negara yang dilakukan salah satu perusahaan tambang. Menurutnya penumpukan material dianggap menyalahi ketentuan Undang-undang pertambangan serta aturan lainnya seperti dicantumkan dalam UU no: 4 tahun 2009 tentang pertambangan mineral dan batubara. “Lihat saja secara langsung ke sana (pelabuhan), material yang akan dikirim masih utuh. Aturan tidak membenarkan pengiriman material seperti itu, harus terlebih dahulu disortir, sebab kandungannya bisa saja berbeda, bukan lagi biji besi utuh. Ini berpotensi merugikan daerah,” sebut staf teknis tersebut. Waspada yang langsung ke lokasi di pelabuhan Susoh, menyaksikan material yang masih utuh sebagian bercampur tanah. Namun tidak ditemukan pihak perusahaan yang menjadi pemasok di lokasi. Informasi menyebutkan, material tersebut milik salah satu perusahaan tambang yang akan diekspor ke

salah satu negara di Asia, seperti diakui Syah Bandar pelabuhan Susoh, Jusman. Namun demikian pihak pelabuhan belum mendapat dokumen kelengkapan ijin untuk pengiriman material tersebut. “Memang material itu dikabarkan akan di ekspor ke Cina, namun kita belum menerima dokumen kelengkapan. Jadi kita belum bisa memberi ijin pengiriman. Biasanya jika kapal pengangkutan sudah tiba baru mereka melengkapi ijin,” sebut Jusman. Sementara Kepala Dinas Pertambangan dan Sumberdaya Alam Abdya, Drs. Ikhsan yang dikonfirmasi membantah

pengiriman material biji besi itu menyalahi aturan. Pihaknya hanya mengakui belum mendapat hasil surveyor dan analisis laboratorium untuk mengetahui kandungan material utuh tersebut. Namun demikian, pihaknya memastikan sebelum proses pengiriman dilakukan hasil uji laboratorium akan diterima sebagai persyaratan pengiriman ke luar daerah. “Memang biasanya ada material ikutan seperti tembaga dan emas dalam setiap uji kandungan material biji besi, tapi kandungannya biasanya kecil. Kita belum mendapat hasil analisisnya, kita menunggu hasil lab,” sebut Ikhsan.(sdp)

batan untuk daerah transmigrasi pada Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnakertrans) Kab. Aceh Singkil itu, awalnya terindikasi korupsi karena lelang tidak dilakukan lewat mekanisme tender. Bahkan, setelah penyelidikan dilakukan ternyata dokumen kontraknya “bodong” atau fiktif. “Paket proyek tersebut tidak dilelang, bahkan dokumen kontraknya “bodong,”, jelasYuswadi didampingi Kasi Pidsus Danil Rahmatsyah, SH. Lebih lanjut, Yuswadi menyebutkan, inisial perusahaan yang digunakan untuk melengkapi administrasipekerjaanproyekadalah, “CV. BG” dengan direktur “TB” Item pekerjaan paket proyek APBN tersebut masing-masing, pembuatan gorong-gorong permanen dan semi permanen serta pembuatan jembatan dan plat lantai jembatan. “Kerugian negara atas kasus korupsi tersebut diprediksi sementara mencapai Rp 300 juta,” tambah Danil Rahmatsyah melengkapi keterangan Kajari Yuswadi sebelumnya. (b30)

STAIN Cot Kala Serahkan 250 Buku Karya Dosen LANGSA (Waspada): Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Cot Kala Langsa menyerahkan 250 buku karya para dosen kepada para pemangku kepetingan di Kota Langsa, Selasa (11/5). Pembantu Ketua III bidang Kemahasiswaan STAIN Cot Kala Drs. Zainuddin, MA mengatakan penyerahan buku tersebut merupakan bagian dari pengembangan keahlian para dosen yang bertugas di STAIN. “Buku hasil karya para dosen ini wujud tridarma perguruan tinggi yang dijalankan STAIN di tengah masyarakat,” ujarnya. Zainuddin menambahkan, 250 buku yang diserahkan ke sekolah, lembaga Majelis Pendidikan Daerah (MPD) Kota Langsa dan Dinas Pendidikan, terdiri dari lima judul buku karangan berbagai disiplin ilmu yang merupakan buku karangan atas biaya pemerintah melalui dana Dipa tahun 2008. “Kita harap kehadiran buku itu membawa pencerahan bagi masyarakat sehingga semangat membangun masyarakat madani yang sedang diupayakan dapat terwujud di Kota Langsa,” paparnya.(b25)

Waspada / Sudarmansyah

MATERIAL biji besi milik salah satu perusahaan tambang yang akan diekspor ke salah satu negara terlihat masih utuh tanpa sortir. Foto direkam Selasa (10/5).

Hama Pusarium Kian Mengganas LHOKSEUMAWE (Waspada): Hama pusarium, yang sebelumnya secara luas menyerang pisang warangan di wilayah Lhokseumawe, makin ganas menyerang sampai Aceh Utara dan Bireueun. Bahkan jenis pisang wak (pisang monyet) dan kepok yang terkenal tahan hama ini, tak luput dari serangan hama mematikan itu. Hama pusarium umumnya menyerang hati pohon pisang hingga busuk dan mengeluarkan cairan merah pekat seperti darah, untuk kemudian pohon mati secara perlahan. Bagi pohon yang sedang berbuah, harus segera dipanen sebelum tandannya dijalari bakteri yang membikin batang dan buah layu dan mati. Penyakit ini sudah menyerang jauh hari di wilayah Lhokseumawe, terutama Kec. Muara Satu, Muara Dua dan Blang Mangat. Terakhir diketahui menjalar luas di sejumlah

melalui Kasi Pidsus Danil Rahmatsyah, SH yang dihubungi Waspada melalui telepon, Kamis (12/4) membenarkan penagkapan Mahyudin Deski tersangka kasus korupsi di wilayah kabupaten Aceh Tenggara. “Benar. mantan Kadisnaker berinisial MD kita tangkap di wilayah Aceh Tenggara, kemarin (Rabu, red), dan kini kita titipkan di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Singkil untuk mempermudah penyidikan”, jelas Danil. Menurut Danil, upaya penangkapan dilakukan karena MD tidak koperatif dan mengabaikan tiga kali panggilan kejaksaan. Sebelum mantan Kadisnaker dan Kadis Pekerjaan Umum Aceh Singkil tersebut ditetapkan jadi tersangka, Kejari Singkil telah menetapkan oknum Pejabat Pelaksana Tekhnis Kegiatan (PPTK), inisial RAB sebagai tersangka korupsi proyek jembatan senilai Rp 501 juta di Kampung Pangkalan Sulampi, Kec Suro, Aceh Singkil. Keterangan dari Kejaksaan menjelaskan, paket proyek jem-

wilayah Kab. Aceh Utara dan Bireuen. Keadaan ini tentu sangat meresahkan petani pisang yang hidup mereka hanya tergantung dari penghasilan tanaman jenis ini. Salah seorang petani pisang, M Ali,45, warga Blang Weu Panjo, Kec. Blang Mangat kepada Waspada, Rabu (11/5) memperkirakan ribuan rumpun pisang mati. “Selama ini pisang yang kami panen tidak masak sempurna, dengan buah kecil dan harga murah,” ujarnya. Petani lainnya, Nurdin Maulana, 40, Afwadi, 35, Syukur Munadi, 60, dan Murtala, 35, secara terpisah mengeluhkan keadaan serupa. Dari seluruh pohon pisang yang masih selamat, diperkirakan hanya tersisa 25 persen, ini pun dengan kondisi buah yang tidak semestinya. Menghadapi keadaan ini pihak penyuluh pertanian dari tenaga harian lepas

Balai Penyuluhan Pertenian (BPP) Blang Mangat, Maulina,SST dan Azmiati,SP turun melihat keadaan sebenarnya. Tapi mereka juga tidak dapat berbuat apa-apa. “Mereka bukan tenaga khusus menangani penyakit itu,” jelas Ketua Kelompok Tani, Rusli MS yang dihubungi kemarin. Menurutnya, sejumlah petani mengaku mengalami kerugian besar setelah pohon pisang mati perlahan, dan mereka tidak dapat mengendalikannya, sebab mereka tidak tahu bagaimana membasmi hama ini. Rusli minta pihak Dinas Pertanian Pemerintahan Aceh mengirim pengamat dan penanggulangan hama penyakit di Lhokseumawe, yang diharap mampu mengatasi persoalan yang melanda petani ini. “Ini harus cepat ditanggapi, sebelum penyakit ini membunuh semua pisang di Aceh,” tegasnya.(b12)

Hama Rusak Puluhan Hektar Sawah Di Alur Merbau LANGSA (Waspada): Serangan hama wereng yang terjadi sejak masa turun sawah, merusak puluhan hektar lahan padi milik warga di Gampong Aluer Merbau, Kec. Langsa Timur, Kota Langsa. Petani padi, Nazar, 30, menuturkan, hama makin mengganas dengan minimnya ketersediaan air sehingga memperparah tanaman padi. Meski beberapa petani masih bisa memanen namun hasilnya jauh dari memadai. “Hanya cukup untuk melepas ongkos tanam,” tutur Nazar, Rabu (11/5). Menurutnya, saat padi menjelang berbuah hingga masa panen, petani sudah berusaha membasmi hama tersebut dengan menyemprotkan pestisida anti hama secara manual. Namun dimungkinkan karena cuaca tidak mendukung, maka usaha itu tidak membuahkan hasil maksimal. Dia mengharapkan Pemko Langsa tanggap terhadap persoalanpersoalan yang dialami masyarakatnya. “Mereka kan punya petugas lapangan, jadi di saat musim tanam harus turun ke lapangan, melihat kendala apa yang dihadapi warga,” ujarnya.(b25)

WHO WANTS TO BE GUBERNUR ACEH? Menurut anda siapakah sosok yang paling tepat sebagai Gubernur Aceh tahun 2011-2016 ........................................................................................ Nama pengirim

: ......................................................

Alamat

: ......................................................

No. KTP

: ......................................................

Isi dengan huruf balok dengan jelas dan terang


Aceh

C2

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Wagub Aceh: Kultur Kerja Harus Berubah

401 Utusan 17 Kecamatan Bertarung Di MTQ Kabupaten Bireuen BIREUEN (Waspada): Musabaqah Tilawatil Qur’an ke-30 Kabupaten Bireuen berlangsung Sabtu (14/5) malam di Masjid Agung dan akan dibuka Bupati Bireuen. Kabag Kesra Setdakab Bireuen Said Abdurrahma S Sos selaku Sekretaris Umum Pantiia MTQ dalam keterangannya kepada Waspada di ruang kerjanya Kamis (12/ 5) menjelaskan, MTQ ke-30 Kabupaten Bireuen akan berlangsung 14 sampai 21 Mei 2011 diikuti 401 utusan dari 17 kecamatan. Tujuh Cabang yang akan diperlombakan dalam MTQ tersebut, Tilawah, Hifzil Qur’an, Fahmil Qur’an, Syarhil Qur’an, Kattil Qur’an, Tafsir Qur’an dan M2KQ (Mushabaqah Menulis Kandungan Al Qur’an). Said Abdurrahman belum dapat menjelaskan jumlah utusan masing-masing kecamatan.”Karena pihak panitia kecamatan belum seluruhnya menyampaikan jumlah utusannya ke panitia MTQ Kabupaten karena sedang diseleksi di Kecamatan,” ujarnya. (b16/amh)

BANDA ACEH (Waspada): Wakil Gubernur Aceh, Muhammad Nazar menanggapi permasalahan tingginya pengangguran lantaran kultur kerja di Aceh belum berubah. “Agar tidak ada orang Aceh mencari kerja di luar, kultur kerja harus berubah, dinas, badan dan seluruh SKPA, perbankan, semuanya harus lebih kreatif dan bekerja keras,” ungkap Muhammad Nazar kepada wartawan usai menerima Ronaldo J. Odle, Konsultan ADB, dan Mashasai Gohbara dari Biro kementrian Jepang, Rabu (11/5) siang. Kultur kerja yang baik, kata Wagub, akan berdampak pada pemikiran pekerja di Aceh. “Berpengaruh sangat besar,” kata Nazar. Karena itulah Wagub mengharapkan seluruh lapisan di Aceh membangun iklim yang baik, kreatif dan berfikir industri. “Contoh sederhana bagaimana nelayan kita tidak semata menjual ikan hasil tangkapan, tapi harus mengerti cara pengolahan ikan dan menjadikannya produk yang memberi nilai tambah lebih dari pada sekedar menjaul ikan hasil tangkapannya,” ungkap Nazar. Sekaitan dengan dunia tenaga kerja di Aceh, Wagub menyebut ADB telah menyiapkan sekitar Rp94 miliar dana hibah yang akan dikelola Bank Aceh untuk membantu masyarakat yang bekerja mengembangkan industri kecil rumahan atau kelompok yang dianggap mampu dibina untuk berkembang. Selain itu ADB juga menyiapkan dana Rp300 miliar untuk merampungkan proyek Lampulo menjadi TPI dan kawasan industri perikanan di Aceh. Selain itu menyiapkan kawasan Idi dan Labuhan Haji sebagai TPI penyangga masing-masing berada di Kawasan Timur dan Kawasan Selatan Aceh.(b32)

Unimal Buka Empat Jalur Penerimaan Mahasiswa Baru ACEH UTARA (Waspada): Mekanisme seleksi mahasiswa baru di Universitas Malikussaleh (Unimal) tahun ini dilakukan melalui empat jalur, jalur undangan dan bidikmisi, jalur SNMPTN, jalur UMB-PT dan jalur Seleksi Bidikmisi Mandiri. Calon peserta hanya untuk siswa tamatan 2009 sampai 2011 sederajat. Kegiatan ini di Kampus Utama Unimal, Reuleut, Kec. Muara Batu, Aceh Utara. Penerimaan jalur undangan dan bidikmisi sudah selesai dilaksanakan dan akan diumumkan 18 Mei 2011. Kepada peserta bidikmisi yang belum lulus di jalur undangan, diberi kesempatan mengikuti seleksi bidikmisi jalur mandiri, setelah pengumuman 19 Mei 2011. Jalur SNMPTN sedang berjalan dibagi dua tahap, untuk siswa tamatan tahun 2009/2010, pembelian PIN dilakukan 2-9 Mei 2011, sementara pendaftaran online 2-10 Mei 2011. Sedangkan tamatan tahun 2011, pembelian PIN dimulai 2-2<4 Mei 2011. Pendaftaran on>line dimulai 11-25 Mei 2011. Semua proses pendaftaran dilakukan secara online melalui laman website: http://ujian. snmptn.ac.id/. “Harap saya kepada peserta berhati-hati memilih tahun ijazah, karena bisa berakibat fatal jika salah dan tidak diterima jika yang bersangkutan lulus ujian SNMPTN,” ujar Arif Rahman, Sekretaris SNMPTN Unimal. Ujian tulis SNMPTN 30 Mei dan 1 Juni 2011, pukul 08:00, serta 3 dan 4 Juni tes keterampilan bagi program studi yang memerlukan. Pengumuman hasil ujian 30 Juli 2011. Untuk jalur Ujian Masuk Bersama (UMB), proses pendaftaran tidak dipisahkan antara tamatan tahun lalu dengan tahun ini. Sementara lulusan Paket C wajib memiliki rapor selama 3 tahun (atau selama mengikuti paket tersebut). Pembelian PIN dilakukan di Bank BNI, 1 Juni sampai 4 Juli 2011, sementara pendaftaran online 1 Juni sampai 5 Juli 2011. Peserta harus sudah mencetak kartu peserta ujian paling lambat 5 Juli, jika tidak maka dianggap mengundurkan diri. Jalur Seleksi Bidikmisi Mandiri, dibuka Juli 2011.(b03)

Air Dan Listrik Di Sabang Kendala Bagi Investor SABANG (Waspada): Persoalan air dan listrik masih menjadi sebab kurangnya minat investor menanamkan investasi di kawasan Sabang. Padahal harapan masyarakat sangat besar agar kota kecil ini bisa maju seperti daerahdaerah lain. Seperti dituturkan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Kota (DPRK) Sabang, Nazaruddin aliasTgk. Agam, Rabu (11/ 5), sektor air dan listrik masih menjadi kendala yang belum bisa mendukung pengembangan kota Sabang ke depan. Meski Peraturan Pemerintah No: 83Tahun 2010 tentang Pelimpahan Kewenangan Pemerintah Pusat kepada Dewan Kawasan Sabang (DKS) sudah sangat lama dinanti, ternyata bukan jaminan Sabang akan maju dan berkembang. Sementara Sabang sendiri masih diselimuti dua krisis tersebut, bagaimana investor mau menanamkan investasi dan ini harus dipikirkan Badan Pengusahaan Kawasan Sabang (BPKS) bersama Pemko Sabang. (b29)

PT. Arun LNG Bantu Warga Tangse TANGSE (Waspada): PT. Arun LNG Lhokseumawe, Rabu (11/5) menyalurkan bantuan tahap ke dua bagi korban banjir bandang, Tangse, Kab. Pidie. Bantuan berupa peralatan dapur tersebut diserahkan Presiden Direktur PT. Arun Fauzi Husen diterima Sekda Pidie, M. Iriawan di Kantor Camat Tangse. Menurut Fauzi, bantuan yang disalurkan merupakan tahap dua, sebab sebelumnya PT. Arun LGN sudah menyalurkan bantuan masa panik berupa kain sarung 800 lembar, Matras 600 lembar, Susu 300g sebanyak 150 Kg, roti 130 kg dan air mineral. Sedangkan bantuan yang disalurkan tahap dua berupa peralatan dapur, masing-masing berupa piring melamin, gelas melamin, sendok, panci, kompor dan pakaian dalam, semua diperuntukkan bagi 226 Kepala Keluaraga (KK) yang kabarnya dalam waktu dekat akan menempati barak pengungsian. “Ke depan kita akan melihat apa yang paling dibutuhkan masyarakat,” kata Fauzi.(b20)

Waspada/Muhammad Zairin

ANGGOTA DPRK Simeulue, Rahmad, SH (kiri) berbincang dengan GM PT PLN (Persero) Wilayah Aceh, Zulkifli, QIA didampingi Manager Bidang Niaga, Husaini dan Manager Unit Bidang Kontruksi Pembangunan Listrik Desa, Hermansyah yang berkunjung ke kantor PLN Wilayah Aceh, Rabu (11/5) di Banda Aceh.

Tunggakan Pelanggan PLN Aceh Rp93 M BANDA ACEH (Waspada): General Manager PT PLN (Persero) Wilayah Aceh, Zulkifli, QIA menyebutkan tunggakan rekening listrik hingga 30 April 2011 mencapai Rp93,58 miliar. Demikian diungkapkan GM PLN Aceh Zulkifli, saat menerima Sekretaris Komisi C-DPRK Simeulue, Rahmad, SH yang berkunjung ke kantor PLN Aceh membicarakan seputar peningkatan jaringan dan pelayanan listrik di Simeulue, Rabu (11/5) di Banda Aceh. Manager Bidang Niaga, Husaini yang mendampingi Zulkifli menjelaskan angka tunggakan pelanggan itu sudah menurun dibanding 2010, namun dinilai masih sangat tinggi. “Jumlah tunggakan itu lebih dari total

omset per satu bulan PLN Aceh yang hanya Rp82,36 miliar,” sebut Husaini. Karena itu pihak manajemen PLN berharap semua pihak untuk sosialisasi pentingnya penyegeraan pembayaran kewajiban konsumen. “Dari tujuh wilayah PLN di Aceh, yang paling tinggi persentase tunggakannya Cabang Meulaboh yang juga membawahi pelayanan di Simeulue, mencapai 52 persen,” tuturnya. Menanggapi keluhan masyarakat Simeulue untuk pemenuhan kebutuhan energi listrik, sebagaimana disampaikan Rahmad, anggota DPRK Simeulue dari Fraksi Partai Pemuda Indonesia, sudah menjadi agenda PLN ke depan. Sebelumnya, Rahmad melaporkan di Simeulue, khsususnya di 33 gampong terpencil sama sekali belum mendapat aliran listrik. Selain itu, PLN juga sudah memprogram pembangunan pembangkit lis-

trik tenaga geothermal batubara (PLTGB) berkapasitas 2 x 3 MW untuk Kab. Simeulue, menggantikan proyek yang gagal tender tahun lalu. PLN segera melakukan pembangunan jaringan serta penyambungan langsung pada sembilan desa di sana.“Dalam tahun ini paling lama Desember 2011 sudah tuntas,” kata Zulkifli. Manager Unit Bidang Kontruksi Pembangunan Listrik Desa, Hermansyah yang mendampingi GM PLN Aceh, menambahkan program penambahan jaringan untuk sembilan dari 33 gampong yang belum mendapat arus listrik sudah selesai tender. Menanggapi respon positif GM PT PLNWilayah Aceh, Rahmad mengatakan sangat lega. “Apa yang kita lakukan, Alhamdulillah tak sia-sia,” demikian Rahmad.(b04/b21)

Kakakemenag Aceh: ‘Jangan Asal Tuding Sesat’ IDI, Aceh Timur (Waspada): Persoalan aliran sesat sepertinya belum sampai titik penghujung. Setelah sejumlah kalangan mendesak MUI/MPU Aceh menggulung kelompok-kelompok penyebar dan pengikut aliran sesat, kini giliran Kantor Kementrian Agama (Kakemenag) Aceh Timur minta masyarakat melapor jika melihat dan mengetahui ada aliran baru berkembang di tengah umat. “Jangan asal menuding sesat sebelum menyelidiki lebih mendalam oleh pihak terkait. Jika ada aliran baru berkembang, silakan lapor dulu ke MPU,” ujar Kakamenag Aceh Timur, Drs. H. Tgk. Faisal didampingi Ka. TU, Drs. Adnan dan Kasi Mapenda, Drs. Fadli, kepada Waspada, Kamis (12/5) di Idi Rayeuk. Kata dia, Pergub Aceh tentang aliran sesat sangat didukung pihaknya. Selain menjadi payung hukum dalam melakukan penyelidikan terhadap kelompokkelompok yang selama ini melakukan aktifitas pengajian secara tertutup, Pergub Aceh juga dapat mengembalikan ruh aliran ahli sunnah wal jama’ah yang berpedoman kepada al qur’an, hadis, ijmak dan qias. Tgk. H. Faisal mengakui, selama ini beberapa titik sebagaimana tercatat dalam Pergub termasuk mengembangkan aliran baru, tetapi sebelumnya adanya fatwa MPU/MUI Aceh terkait aliran sesat pihaknya kembali mengingatkan agar umat Islam tidak sembarangan menuding kesesatan terhadap sebuah ke-

lompok pengajian. “Jika ada pengajian secara tertutup, patut kita curigai dan selanjutnya ada pihaknya yang akan melakukan penyelidikan. Tapi jangan langsung menuduh sesat,” kata Haji Faisal seraya menambahkan, hal tersebut dianggap penting disampaikan agar tidak terjadi hal-hal tidak diinginkan, seperti main hakim sendiri. Untuk itu, lanjut Haji Faisal, diharap-

kan kepada umat Islam menahan diri dalam menyikapi persoalan aliran sesat di Aceh, dimana dinilai sebuah misi sekelompok orang yang ingin memecah umat Islam. “Jangan main hakim sendiri. Jika ada sekelompok orang melakukan aktifitas tertutup hingga meresahkan masyarakat, laporkan ke MPU dan polisi atau ke KUA di kecamatan,” tandas Faisal.(cmad)

Tangkal Aliran Sesat, MPU Giatkan Dakwah SUBULUSSALAM (Waspada): Untuk menangkal masuknya aliran sesat ke Kota Subulussalam, Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) akan lebih menggiatkan program dakwah ke semua elemen masyarakat setempat, terutama dalam bidang aqidah. Pasalnya, lemahnya aqidah dipastikan menjadi salah satu penyebab umat terbuai dan mengikuti aliran yang bertentangan dengan ajaran Islam yang sesungguhnya. Ketua MPU Kota Subulussalam H. Qaharuddin Kombih, S.Ag didampingi Kadis Syariat Islam Drs. H. Burhanuddin Berkat, SH menyatakan hal itu kepada Waspada menanggapi Sekda Kota Subulussalam saat pelantikan pejabat struktural Kantor Kemenag Subulusssalam, Rabu (11/5) di Gedung Serba Guna Subulussalam yang mensinyalir kalau aliran sesat telah masuk ke daerah ini menandaskan. Pihaknya sangat bertanggungjawab untuk melakukan dakwah ke semua golongan masyarakat. “Terutama dalam bidang aqidah, kita akan turun ke semua elemen masyarakat, mulai dari lembaga pendidikan, PNS, khutbah Jumat, perwiritan ibu-ibu hingga ke masyarakat secara umum,” tandas Qaharuddin, seraya memastikan, pihaknya telah mendapat dukungan pimpinan daerah ini untuk melaksanakan program itu. Menyoal adanya salah satu lembaga keagamaan (Islam-red) yang belakangan muncul dan berupaya mendaftarkan diri ke Kantor Kesbang Linmas Kota Subulussalam pekan lalu, Qaharuddin meminta kantor terkait untuk tidak terlalu mudah menerima. “Saya sudah sampaikan ke Kantor Kesbang Linmas agar menunda menerima lembaga keagamaan itu,” terang Qaharuddin Kombih dibenarkan Zainal Abidin, staf Kesbang Linmas Kota Subulussalam. (b33)

Ganti Rugi Belum Dibayar, Sertifikasi Tanah Kampus Minta Ditunda Waspada/Muhammad Riza

PRESIDEN Direktur PT. LNG Fauzi Husen menyerahkan bantuan tahap dua bagi korban banjir bandang Tangse, diterima Sekda Pidie M. Iriawan di Kantor Camat Tangse, Rabu (11/5).

Penerbangan Di Bandara SIM Banda Aceh Tiba (flight, asal, waktu) Garuda Indonesia

Berangkat (flight, tujuan, waktu)

GA 146 Jakarta/Medan

15:45

GA 147 Medan/Jakarta

16:20

Y6 537 Medan

19:15

Y6 538 Medan

07:30

JT 304 Jakarta JT 396 Jakarta/Medan

11:35 20:00

JT 397 Medan/Jakarta JT 307 Jakarta

06:40 12:15

SJ 010 Jakarta/Medan

12:55

SJ 011 Medan/Jakarta

13:25

AK 305 Kuala Lumpur *

12:20

AK 306 Kuala Lumpur*

12:45

FY 3401 Penang **

14:10

FY3400 Penang **

14:30

Batavia Air Lion Air

Sriwijaya Air Air Asia Fire Fly

* Setiap Senin, Rabu , Jumat dan Minggu. ** Setiap Selasa, Kamis dan Minggu.

MEULABOH (Waspada): Proses sertifikasi tanah kampus Universitas Teuku Umar (UTU) Meulaboh di Desa Alue Penyareng, Kecamatan Mereubo Aceh Barat, agaknya tidak saja sebatas pembuatan sertifikat tanah. Karena, sejak dibangun, tanah kampus kebanggaan masyarakat di pantai Barat-Selatan Aceh itu belum di bayar kepada petani pemilik hak pengolahan tanah. “Luas tanah yang belum sekitar 40 H termasuk tanah tempat berdirinya bangunan kampus UTU sekarang,’kata M Syarif Basyah, Ketua Kelompok Tani Serikat Enam Belas kepada Waspada, Kamis (12/5). M Syarif mengatakan, pembangunan kampus UTU dilakukan tanpa seizin pemilik tanah dan proses ganti rugi. Kondisi keamanan yang tadak kondusif, kata Syarif membuat pemilik tidak sempat mengurus ganti rugi tanah saat itu. “Diminta sudah sejak bupati dijabat Malik Ridwan Badai tahun 1980an, tapi baru dibangun tahun 2000. Saat itu banyak pemilik yang tidak di

sini karena kondisi Aceh yang tidak aman,” kata M Syarif. Menurut M Syarief tanah yang kini dijadikan lokasi kampus tersebut merupakan milik petani yang tergabung dalam dua kelompok yakni serikat enam belas dan delapan. Namun hanya tanah kelompok Serikat Enam Belas yang belum diganti rugi. “Kami sudah berkali-kali menyurati dan menemui langsung Fuadri (Wakil Bupati-red), maupun Ramli MS,( Bupati Aceh Barat-red), tapi hingga kini tidak ada respon. Padahal tanah itu sekarang sudah berdiri bangunan terutama tanah milik kelompok enam belas,”ujarnya. Di sisi lain M Syarif juga menyayangkan klaim sepihak dari pejabat di Pemkab Aceh Barat yang menyatakan sebahagian besar tanah kampus tersebut telah diserobot petani. Dijelaskan, hingga kini tidak ada petani yang melakukan penyerobotan karena tanah yang diolah setiap petani memiliki kekuatan hukum yakni surat kepemilikan. Irfan Sutia, Presiden Mahasiswa UTU meminta masyarakat berla-pang

dada dan turut memikirkan kemajuan pendidikan di Aceh Barat dengan tidak mempersulit pembangunan kampus tersebut. Dikatakan, keberadaan kampus UTU juga akan berdampak pada pertumbuhan ekonomi warga sekitar. “Kita ingin masyarakat disekitar kampus juga melihat ini dengan tidak mengenyampingkan hak ganti rugi terhadap mereka. Termasuk pemerintah kita harap segera menyelesaikan masalah ini agar tidak berlarut-larut,” katanya. Pemkab dinilai tidak serius memperhatikan pendidikan di Aceh Barat karena meski telah puluhan tahun namun tanah kampus tak kunjung bersertifikat. Hal ini membuat tanah kampus diklaim terus menyusut dan hanya tinggal 200 ha dari sebelumnya seluas 400 ha. “Total luas seluruhnya ada 400 ha yang dihibahkan dengan syarat pemerintah membayar Peunayah (ganti rugi).Tapi dari total itu baru 1.99 ha yang diganti rugi,” demikian Irfan Suti.(cak)

Dandim 0111/Bireuen: Pilkada Harus Damai BIREUEN (Waspada) : Pemilihan Kepala Daerah Gubernur/Wakil Gubernur Aceh dan Bupati/Wakil Bupati sudah diambang pintu harus berlangsung damai sesuai jadwal. Pada dasarnya, masyarakat sangat menginginkan pesta demokrasi lokal yang akan berlangsung nanti untuk memilih pemimpin mereka lima tahun mendatang. Masyarakat sudah bosan dengan deraan konflik masa lalu tak perlu terulang lagi dan menginginkan kedamaian Aceh yang sudah terwujud dan dinikmati masyarakat selama ini jangan sampai terusik lagi. Demikian, Dandim-0111/Bireuen Letkol Inf Evi Reza Pahlevi mengemukakan hal itu menjawab pertanyaan Waspada di kantornya Kamis (12/5). Dikatakan, soal polemik calon independen dalam Pilkada Aceh, dengan adanya keputusan MK (Mahkamah Konstitusi) tentang keikutsertaan calon independen di Aceh dibenarkan dan sudah final. Tidak perlu diperdebatkan lagi agar Pilkada Aceh dapat berlangsung sukses dan tepat waktu. Semua pihak berkewajiban mencegah timbulnya gejolak guna menciptakan suasana damai dalam masyarakat Aceh harus memberikan dukungan sepenuhnya terhadap penyelengaraan Pemilukada Aceh agar menjadi teladan bagi Pemilukada daerah-daerah lainnya. “Aksi-aksi terror, intimidasi dan semacamnya terhadap masyarakat menghalalkan segala cara yang melanggar ketentuan dan perundangundangan menjurus terhadap pengkhianatan demokrasi sudah tidak zamannya lagi harus dihindari,” pinta Dandim. (b16)

Mahasiswi Tewas Pulang Nonton Bola LHOKSUKON, Aceh Utara (Waspada): Desi, 19, mahasiswi asal Lorong V, Asrama Koramil 08 Lhoksukon, Kab. Aceh Utara, Selasa (10/5) sekira pukul 18:30 tewas mengenaskan setelah sepedamotornya terjatuh dalam perjalanan pulang nonton turnamen sepakbola. Insiden ini terjadi di jalan lintas Kec. Cot Girek, Desa Geulumpang, KM X, Kec. Lhoksukon. Saat kejadian, korban membonceng teman sekampungnya Kasmiati, 18, yang menderita luka berat dan dirawat di RS TNI-AD Lhokseumawe. “Petang itu korban dalam perjalanan pulang usai nonton turnamen sepakbola di Kec. Cot Girek, dengan sepeda motor Vario BL 3981 QI. Setiba di lokasi kejadian, sepedamotor mereka terperosok lubang hingga terjatuh. Saat bersamaan dari arah berlawanan meluncur truk Colt BM 9563 TA, langsung menghantam tubuh Desi,” kata Kapolres Aceh Utara AKBP Farid BE melalui Kasat Lantas AKP Siswara HC, Rabu (11/5). Sopir truk, kata Kasat, dilaporkan kabur dan masih dicari. Sementara kedua korban dibawa ke Puskesmas Lhoksukon. Desi tiba di Puskesmas sudah meninggal dunia. Sedangkan Kasmiati, kritis dan dirujuk ke RS TNI AD Lhokseumawe. “Untuk proses lebih lanjut, truk dan sepedamotor kita amankan di Pos Polantas Lhoksukon. Sementara identitas dan keberadaan sopir truk, masih kita lidik,” jelas AKP Siswara HC.(cmus)

Potensi Alam Aceh Belum Mampu Angkat Rakyat Dari Kemiskinan BLANGPIDIE (Waspada): Anugerah Allah yang sangat besar bagi daerah Aceh berupa kekayaan alam serta potensi lainnya, ternyata belum dikelola dan dimanfaatkan secara baik dan profesional. Akibatnya masyarakat Aceh masih terpuruk dalam kemiskinan, padahal dengan kekayaan alam yang luar biasa besar, seperti laut dan kandungan mineral, semestinya Aceh bisa lebih maju dan sejajar dengan daerah lain baik dalam skala nasional mau pun international. Pernyataan tersebut dikemukakan DR. Malik Mahmud, dalam acara Maulid Akbar di pesantren Darul Muhibbah, Desa Alue Pisang, Kec. Kuala Batee, Aceh Barat Daya (Abdya), Selasa (10/5). Pernyataan DR. Malik Mahmud yang digelar dengan Wali Nanggroe itu beralasankan hasil pantauannya sepanjang perjalanan di beberapa kawasan Aceh yang hingga saat ini masih miskin. Padahal potensi alam di Aceh dianggap luar biasa besar. “Sepanjang jalan yang kita lintasi kita saksikan bagaimana kehidupan masyarakat, masih banyak miskin. Semestinya dengan kekayaan alam yang luar biasa besar masyarakat Aceh harus makmur dan sejahtera,” tutur Malik Mahmud yang didaulat sebagai Wali Nanggroe menggantikan Hasan Tiro (alm). Dalam a maulid akbar yang diikuti pasangan calon kandidat Gubernur serta Wakil Gubernur Aceh dari Partai Aceh (PA), Dr. Zaini Abdullah dan Ketua KPA Pusat Muzakkir Manaf tersebut, DR. Malik Mahmud mengungkapkan kekecewaannya atas sikap Pemerintah Aceh yang dinilai tidak mengelola secara baik dan profesional semua potensi yang dimiliki bagi kemakmuran dan kesejahteraan rakyat. Tingkat perekonomian masyarakat Aceh yang saat ini teridentifikasi memiliki rating nomor lima termiskin di Indonesia, dianggap fakta yang sangat memprihatinkan. Selain itu perilaku yang terjadi di Aceh seperti praktek korupsi juga semakin membuat Aceh terpuruk dan sulit berkembang. Kondisi itu menggambarkan kegagalan seperti dialami kerajaan Aceh tempo dulu ketika jatuhnya kerajaan ke tangan kolonial Belanda akibat baitulmal yang dikelola pihak-pihak tertentu dengan perilaku koruptif. “Sejarah membuktikan jatuhnya kerajaan Aceh ke tangan kolonial Belanda akibat perilaku korupsi yang dilakukan pengurus baitul mal saat itu, sehingga sepatutnya generasi saat ini dapat melihat sejarah tersebut, jangan sampai terus terpuruk,” tegas Malik Mahmud.(sdp)

Waspada/Sudarmansyah

DR Malik Mahmud yang digelar Wali Nanggroe di kalangan mantan Kombatan GAM mendapat pengawalan ketat simpatisannya. Foto direkam Selasa (10/5).


Aceh

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

C3 M. Ali Minta Dibebaskan

Hari Terakhir UN SD, 116 Peserta Absen

BIREUEN (Waspada): Terdakwa kasus penipuan M Ali melalui pengacaranya Hendry Ramadhani, SH minta kepada majelis hakim membebaskannya dari segala jeratan hukum. Pasalnya, berdasarkan pengakuan para saksi maupun lainnya tidak terbukti melanggar hukum sesuai dakwaan jaksa. Hal itu terungkap dalam sidang lanjutan di ruang pengadilan Negeri Bireuen, Kamis (12/5) dipimpin Said Hasan SH sebagai hakim ketua didampingi Zulkarnen SH MH dan Safri SH sebagai anggota serta Jaksa Dede, SH dengan agendanya pembacaan pleidoi terdakwa setebal 22 halaman oleh pengacaranya. Sidang yang dimulai pukul 13:00 terdakwa M. Ali berseragam Partai Demokrat. Dalam nota pembelaan yang dibacakan Hendri di antaranya, memohon dewan hakim membebaskan M Ali dari segala tuntutan JPU, karena berdasarkan hasil katerangan para saksi dalam sidang sebelumnya semua mengarah kepada perkara perdata. Kata Hendri, kasus yang dialami kliennya adalah kasus yang dipaksakan dari perdata kepada pidana oleh polisi. “Tidak ada alasan atau ketentuan hukum mengenai kasus yang didakwa kepada klien saya ini, makanya saya minta klien saya dilepaskan dari segala bentuk tuntutan,” papar Hendry. Setelah Hendri membaca nota pembelaannya, lalu dewan hakim mempertanyakan kembali kepada JPU, apakah ada tambahan lainnya, JPU mengatakan tetap pada tuntutannya yaitu menuntut M. Ali dihukum 10 bulan penjara. Sidang dilanjutkan Senin (23/5) mendatang dengan agenda putusan hukuman.(amh/b15)

ACEH UTARA (Waspada): Hari ke tiga UN SD di Kab. Aceh Utara, 116 peserta absen. Bagi peserta yang mampu menunjukkan surat keterangan diperbolehkan mengikuti UN susulan pada 18 hingga 20 Mei. Drs. Muhammad Jamil, M.Kes, Kepala Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olah Raga Aceh Utara, didampingi Abdul Jaban, Sekretaris UN serta Arahman, Kamis (12/5) menjelaskan, Osi Aulia, siswa SD Swasta PIM nekat mengikuti Ujian Nasional, meski baru menjalani operasi lutut sebelah kiri akibat kecelakaan lalulintas. Selesai ujian, semua berkas Lembaran Jawaban Komputer (LJK) langsung dikirim ke Dinas Pendidikanm Provinsi Aceh untuk dilakukan pemindaian. Jumlah total siswa SD/MI di Aceh Utara yang menjadi peserta UN tahun ini 11.647 siswa tersebar di 382 sekolah yakni SDN 339, SDS 4 unit, MIN 36 unit dan MIS 3 unit. Arahman mengatakan tidak ada kendala berarti selama ujian berlangsung. Pelaksanaan UN SD tidak dipantau oleh tim independen, namun diawasi Disdikpora dan UPTD-PK masing-masing dengan sistem silang murni.(cmun)

PNS Dilarang Serahkan KTP Untuk Calon Independen KOTA LHOKSEUMAWE (Waspada): Dalam pasal 4 PP No.53/2010 ayat 14 disebutkan, setiap PNS dilarang memberikan dukungan kepada calon DPD atau calon kepala dan wakil kepala daerah dengan cara memberikan memberikan surat dukungan disertai foto kopi KTP. Rizwan Haji Ali, Pengamat Politik dari Universitas Malikussaleh, Rabu (11/5) pagi kepada Waspada menjelaskan, larangan tersebut diatur untuk menjaga supaya birokrasi pemerintah dan aparaturnya tidak tersandera dalam politik praktis serta menggunakan kekuasaan untuk kepentingan politik. Dengan aturan tersebut, jelas, PNS tidak bisa menyerahkan KTP sebagai kelengkapan pendukung calon independen yang akan maju pada Pemilukada mendatang. “Keterlibatan PNS dalam politik dinilai dapat merusak netralitas birokrasipemerintahan,” kata Rizwan Haji Ali. Menurut kandidat Doktor bidang Perbandingan Politik Ini, persoalan ini perlu disampaikan, mengingat, saat ini sedang maraknya pengumpulan KTP oleh para kandidat khususnya dari jalur non partai politik untuk keperluan dukungan pencalonan sebagai kepala daerah/wakil kepala daerah di Aceh. “Masyarakat dan kandidat perlu memahami aturan sehingga langkah-langkah politik mereka tidak menimbulkan persoalan hukum bagi PNS yang bersangkutan,” ujar Rizwan. Rizwan menambahkan, walaupun KTP PNS atau identitas lain sah dipergunakan sebagai bukti dukungan pencalonan di KIP, tetapi PNS yang terbukti mendukung salah satu pasangan calon bisa dikenakan hukuman oleh institusinya. Larangan itu juga berkaitan dengan pemberian fasilitas dan pembuatan kebijakan yang bisa menguntungkan calon kepala daerah dan wakil kepala daerah. (cmun)

Kasus Dugaan Korupsi Dana Porprov Segera Disidang LHOKSUKON, Aceh Utara (Waspada): Berkas kasus dugaan korupsi dana Porprov yang menyeret Ketua Umum, dan sejumlah pengurus KONI Aceh Utara sebagai tersangka, saat ini hampir rampung diproses oleh pihak Kejaksaan Negeri Lhoksukon. “Tidak lama lagi sudah bisa disidangkan. Pemeriksaan saksi sebanyak 28 orang sudah selesai. Tinggal lagi, kita memeriksa Ketua Umum KONI Aceh Utara dalam statusnya sebagai tersangka, lalu kita ekspose kasus di Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Aceh,” kata Kajari Lhoksukon, Zairida MHum, melalui Kasi Intel, Indra Nuatan SH, kemarin (10/5). Seperti diketahui, awal Januari 2011, Kejari Lhoksukon menetapkan tiga tersangka dalam kasus dugaan korupsi tersebut, yakni Ketua Umum KONI Aceh Utara yang juga anggota Komisi C DPRK Aceh Utara, Ahmad Junaidi, Bendahara KONI Aceh Utara, Hafnalisa dan M Saleh anggota Komisi C DPRK Aceh Utara yang juga Ketua Persiapan Kontingen Atlit Aceh Utara menjelang Porprov. Berdasarkan hasil penyelidikan dan penyidikan pihak kejaksaan, ketiganya diduga kuat terlibat menyalahgunakan sekitar Rp 1 miliar dari total Rp 4,2 miliar dana APBK Aceh Utara tahun 2010 yang dialokasikan untuk kegiatan Porprov Aceh ke XI, yang digelar di Bireun, Juli 2010 lalu.(cmus)

Geuchik Minta DPRK Aceh Utara Perjelas Musrenbang SAWANG, Aceh Utara (Waspada): Geuchik se Kec. Sawang dengan tegas minta hasil Musrenbang kecamatan dilaksanakan sesuai hasil pembahasan di kecamatan, saat acara silaturrahmi anggota DPRK Aceh Utara Dapil Satu dengan unsur masyarakat Kec. Sawang di Desa Gampong Teungoh, Rabu (11/5). Acara dihadiri imum gampong, tokoh pemuda, dan unsur ulama diwakili Majlis Ulama Nangroe Aceh (MUNA) Kec. Sawang. Ketua Forum Asosiasi Geuchik Kec. Sawang Syaukani memaparkan, hasil Musrenbang Kecamatan jangan selalu dialihkan ke hal-hal lain waktu sampai ke tingkat kabupaten. Kalau seperti ini terus Musrenbang kecamatan tidak ada arti sama sekali. Karena di kecamatan sendiri masih banyak hal belum tersentuh pembangunan. Menurut Geuchik Gunci Jamaluddin, penunjukan Camat Sawang perlu ditinjau ulang, megingat pergantian tersebut dilakukan Bupati Aceh Utara terlalu mendadak, jangan sampai berlarut-larut. Harus ada jalan ke luar yang baik dan tidak merasa tersalahkan antara masyarakat, geuchik dan camat. Kalau ini dibiarkan terus ditakutkan para geuchik dimanfaatkan orang-orang tertetu. Sekretaris MUNA Tgk. Jalaluddin menyampaikan, Kec. Sawang yang dipandang tegas dan anarkis dalam melaksanakan Syariat Islam oleh santri-santri dayah, hari ini mereka menyampaikan kepada DPRK tentang pembuatan peraturan hukum adat atau tata cara berkehidupan yang islami bagi masyarakat. Kalangan DPRK melalui M. Hasan anggota Komisi D yang menanggapi tentang Musrenbang, menyatakan mereka sudah melakukan pembahasan sampai eksekutif, pada saat pelaksanaan merekalah yang bertangungjawab.(b03)

Irigasi Blang Crok Rusak Sebelum Digunakan, Petani Terancam

Waspada/Musyawir

AGUSSALAM, tukang bangunan yang mengaku berkelahi dengan kawanan perampok bersenpi, dirawat di Panti Pengobatan Patah Tgk Tam Lhoknibong, karena tulang lutut kirinya pecah. Foto direkam, Kamis (12/5) petang.

Tukang Bangunan Duel Dengan Perampok Bersenpi MADAT, Aceh Timur (Waspada): Dua lelaki tak dikenal diduga bersenjata api jenis pistol berusaha merampok kepala tukang bangunan di Dusun Sejahtera, Desa Paya Demam Peut Kec. Madat, Aceh Timur, Rabu (11/5) malam sekitar pukul 21:45. Beruntung aksi itu gagal lantaran korban nekat berkelahi dengan pelaku. Korban Agussalam Bin Kaoy, 48, warga Dusun Bahagia Desa Paya Demam Peut, Madat. Saat ini ayah tujuh anak itu dirawat di panti pengobatan patah Tgk Tam Lhoknibong, Aceh Timur, karena tulang lutut kiri-

nya yang pecah akibat kecelakaan lalulintas beberapa waktu lalu, kembali retak dihantam perampok. “Malam itu saya hendak ke warung dengan sepedamotor. Baru sekitar 50 meter dari rumah, tiba-tiba dihadang dua pria asing. Mareka pakai sebo. Saya digiring ke tempat gelap dan sepi dekat sawah, lalu ditodong pistol. Reflek saya menangkis senjata itu, lalu meninju salah seorang pelaku. Kami sempat bergumul hampir 10 menit,” aku korban saat ditemui Waspada, Kamis (12/5). Agussalam menambahkan,

sebelum menodongkan pistol ke keningnya, pelaku sempat menanyakan rumah korban sekaligus minta dompet. Namun korban memilih bungkam dan nekat melawan. “Laga itu tak seimbang. Saya kalah jumlah. Untungnya seorang warga pengendara sepedamotor melintas di lokasi dan begitu melihat lampu sepedamotor dari jauh, ke dua pelaku kabur ke arah sawah,” imbuhnya. Tak lama berselang, lanjut Agussalam, warga yang mengetahui kejadian itu membawanya ke Panti Pengobatan Patah Tgk Tam Lhoknibong. Warga sem-

pat mengejar pelaku, namun tak membuahkan hasil. “Saya belum melaporkan masalah ini secara resmi ke polisi. Tapi anggota Polsek Madat, tadi siang (kemarin-red) sudah ke sini mengambil keterangan,” tandas Agussalam. Kapolres Aceh Timur AKBP Drs Ridwan Usman melalui Kapolsek Madat Ipda Zulfitri, ketika dikonfirmasi membenarkan pihaknya telah menerima laporan terkait kasus tersebut. Sejauh ini polisi belum bisa memastikan motif dan status kasus itu karena masih tahap penyelidikan.(cmus)

Dinas PU Didesak Atasi Jembatan Alue Parang, Simpang Ulim IDI, Aceh Timur (Waspada): Meski pada umumnya dilalui petani tambak, namun Pemkab melalui Dinas Pekerjaan Umum (PU) didesak mengatasi kerusakan 6 titik jembatan di lintasan utama Peulalu–Alue Parang, Desa Bantayan, Kec. Simpang Ulim. “Kita minta APBK-P 2011 Pemkab Aceh Timur mengalokasikan dana minimal untuk 4 dari 6 jembatan yang rusak. Sebab semua jembatan darurat tersebut kerap makan korban, khususnya pelajar dan petambak yang sabanhari melintas,” ujar M. Amin alias Chalid, tokoh muda Simpang Ulim, kepada Waspada, Kamis (12/5).

Kata dia, selama ini sudah tidak terhitung jumlah kendaraan yang terperosok ke alur (anak sungai—red) akibat terpeleset ketika melintas. Mayoritas, dari jumlah korban yang jatuh rata-rata petani tambak, sementara asal mereka (petambak—red) dari luar desa tersebut. Menurut Chalid, sarana transportasi yang menjadi urat nadi petambak di kawasan pesisir Simpang Ulim itu belum pernah dibangun sejak Indonesia Merdeka. Meski saat konflik kawasan tersebut menjadi ladang dan tempat persembunyian gerilyawan GAM, tetapi pasca MoU Helsinki kawasan

tersebut kembali ramai dengan aktifitas petambak. Chalid menambahkan, untuk lancarnya arus transportasi petambak dalam menurunkan hasil tambak, eksekutif dan legislatif diminta menurunkan tim mengecek kondisi ke enam jembatan darurat tersebut, di mana sangat mengancam petambak. “Kita minta dalam APBK-P ke enam jembatan itu dapat dibangun permanen,” sebutnya. Meski jumlah jembatan yang kondisinya sangat mengamcam itu mencapai 6 unit, tetapi Pemkab diminta tidak perlu mengkhawatirkan anggaran yang ditelan akan banyak,

karena panjang jembatan dalam satu unit hanya 4-6 meter. “Jembatannya tidak terlalu panjang, jadi tidak usah khawatir menelan anggaran dalam skala besar,” ujar Chalid lagi. Sektaris Komisi C DPRK Aceh Timur, Tgk. Fadhil Muhammad saat dimintai keterangan membenarkan ada jembatan darurat di beberapa titik di kawasan Alue Parang. Namun selaku wakil rakyat pihaknya tidak mampu berbuat banyak tanpa ada usulan dari camat ke bupati dan dimasukkan dalam RAPBK.“Jika sudah dialokasikan dalam RAPBK, kami (dewan— red) siap mengesahkannya,” tandas Tgk. Fadhil.(cmad)

Orientasi Guru Dan Siswa Ngawur KOTA LHOKSEUMAWE (Waspada): Drs. H. Hafifuddin, M. Ag, Mantan Ketua Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Malikussaleh Lhokseumawe, Rabu (11/5) siang ketika diwawancarai Waspada menyebutkan, orientasi guru dan siswa Aceh hari ini sudah ngawur, sehingga menghasilkan lulusan yang tidak bermutu. Akibatnya, Aceh kalah bersaing dengan provinsi lainnya di Indonesia. “Proses belajar mengajar di Aceh tidak sekuat yang dilakukan oleh siswa dan guru di luar Aceh. Orientasi siswa dan guru kita hari ini juga sudah ngawur.

Orang belajar di bangku sekolah untuk mendapatkan ilmu bukan untuk mendapatkan ijazah semata. Karena orientasinya ijazah dan kelulusan, setiap ujian, siswa mendapatkan kunci jawaban dari guru-guru mereka. Hal ini mengakibatkan, siswa malas belajar,” kata Drs. H. Hafifuddin, Pemerhati Pendidikan di Provinsi Aceh. Bukan hanya guru dan siswa saja yang salah. Namun, manajemen yang dimiliki oleh para pengelola pendidikan di Aceh juga terlibat dalam persoalan ini. Mereka yang ditempatkan di sana, bukanlah orang-

orang yang ahli di bidang pendidikan. Sehingga mereka tidak mampu membaca kebutuhan siswa dan guru. Orang-orang yang ditempatkan di bidang pengelola pendidikan diminta untuk memikirkan kurikulum siswa dan dilarang untuk berpikir macammacam seperti persoalan kusen pintu, kusen jendela, pasir, besi, seng dan lainnya. Mereka ditempatkan di sana untuk mencerdaskan anak bangsa bukan untuk tenaga kontraktor. Selain itu, lembaga yang melahirkan guru juga harus instropeksi diri, apakah mereka selama ini telah

mencetak tenaga guru yang professional atau belum. “Intinya, para pengelola pendidikan di Aceh tidak berpikir finansial. Mereka ditempatkan di sana untuk mencetak generasi berkualitas. Pemerintah Aceh harus menempatkan pendidikan di ring pertama, jika tidak Aceh akan jauh tertinggal dengan daerahlainnyadiIndonesia.Siapa bilang anak-anak Aceh bodoh, buktinya, dulu banyak orang luar datang belajar di Aceh. Agar mutu pendidikan berkualitas di Aceh, maka biarlah kusen pintu dan jendela menjadi tugas orang lain,” ucap Hafifuddin. (cmun)

Realisasi PAD Agara Masih Rendah

Waspada/Bustami Saleh

KETUA Forum Asosiasi Geuchik Kec. Sawang Syaukani berdiskusi dengan para anggota Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Aceh Utara, pada silaturrahmi DPRK dengan Masyarakat di Desa Gampong Teungoh Kec. Sawang, Aceh Utara, Rabu (11/5).

KUTACANE (Waspada): Kendati telah memasuki bulan kelima, namun realisasi Pendapatan Asli Daerah tahun 2011 di Aceh Tenggara yang disetorkan SKPK, masih sangat minim. Kepala Dinas Pengelolaan Keuangan dan Kekayaan Daerah (DPKKD), Drs. Suhailuddin melalui Kabid Pendapatan, Sunan Ramud, SE kepada Waspada, di ruang kerjanya, Kamis (12/5) mengatakan, untuk tahun 2011 target PAD Agara, tercatat sebesar Rp21 miliar. Namun sampai akhir bulan April tahun 2011 ini, dari Rp21 miliar target PAD yang ditetapkan, yang terealisasi baru 12,29 persen atau senilai Rp.2,5 M.

Rendahnya realisasi PAD tersebut karena masih minimnya setoran dari sebagian besar SKPK. Bahkan, masih ada beberapa SKPK yang dibebani PAD. Realisasinya masih nol persen dan belum menyetorkan sedikit pun PAD yang telah jadi kewajiban dinas, instansi dan badan dan kantor. SKPK yang setoran PAD nya tercatat masih nol persen diantaranya, Dinas Bina Marga dan Cipta Karya dengan target sebesar Rp542 Juta, Dinas Pengairan dengan target PAD senilai Rp1 miliar. Dinas Pertanian dan Tanaman Pangan dengan target PAD sebesar Rp100 Juta, Baitul Mal

dengan target PAD senilai Rp6 miliar, kantor Camat Babussalam, Bambel, Darul Hasanah dan Kantor Camat Leuser dengan target PAD antara Rp3 sampai Rp5 juta. Sedangkan persentase SKPK penyumbang PAD terbesar sampai akhir April ini, urai Sunan Ramud, yakni Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BKPP) sebesar 48,24 persen, Setdakab sebesar 45, 63 persen, RSU Sahuddin sebesar 39,32 persen dan Dinas Perindustrian dan Perdagangan dengan target PAD senilai Rp1,8 miliar, realisasi PAD sebesar 34,88 persen. Selain ada yang realisasi

target PADnya masih nol persen dan ada lagi SKPK dengan realisasi setoran PADnya di atas 30 persen, ada juga beberapa instansi yang sama sekali tidak dibebankan PAD, instansi tersebut yakni Dinas Kehutanan dan PerkebunandanPuskesmas-puskesmas di jajaran Dinas Kesehatan. “Untuk dinas Kehutanan dan Perkebunan, alasan kenapa tak dibebankan PAD karena tak ada kegiatan yang dikelola disepakati tak dikutip PAD, katanya untuk kakao hanya dibagikan secara Cuma-Cuma untuk petani jadi sama sekali tidak dipungut biaya kepada penerima bantuan langsung,” tandas Sunan Ramud. (b27)

NISAM (Waspada): Saluran irigasi di Desa Blang Crok, Kec. Nisam, Kab. Aceh Utara rusak sebelum digunakan. Kini kondisinya makin parah dan bila tidak segera diperbaiki petani bakal terancam. Karena itu masyarakat Desa Blang Crok minta pemerintah daerah memperbaiki saluran irigasi itu, sebab hingga kini belum bisa difungsikan. “Karena jika tak diperbaiki, dipastikan tahun ini petani tak bisa menggarap sawahnya, karena tak ada sumber air lain untuk mengaliri sawah mereka. Karena selama ini warga menggarap sawahnya dengan tadah hujan,” kata Syamsuddin, 42, warga desa setempat, Rabu (11/5). Syamsudin menjelaskan, proyek saluran irigasi tersebut dikerjakan tahun 2010 dengan sumber dana dari Dinas Pertanian Kab. Aceh Utara. Ironisnya, sambung Syamsudin, ketika hendak dimanfaatkan warga untuk mengaliri air ke sawah, saluran banyak yang bocor dan retak parah. “Selain itu pembangunan kemiringan saluran juga tak sesuai, sehingga air hanya bisa dialirkan setengah saluran. Terkesan dikerjakan asal-asalan,” katanya. Sementara Keuchik Desa Blang Crok, Supian membenarkan saluran di desanya rusak dan retak sehingga tidak dapat dimanfaatkan petani. Namun Keuchik menyebut dalam waktu dekat saluran diperbaiki agar dapat dimanfaatkan sesuai keinginan petani. “Materialnya sudah ada, dan segera diperbaiki oleh ketua kelompok tani bersama masyarakat,” katanya.(b15)

DJP Sosialisasi Pajak Di Aceh Fair BANDA ACEH (Waspada): Dalam mengupayakan pemahaman tentang pajak kepada masyarakat, Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Aceh melakukan sosialisasi tentang pajak di stand Aceh Fair. Kepala Kanwil DJP Aceh, Drs Muhammad Haniv Ak MST, Kamis (12/5) mengatakan, DJP berpartisipasi pada Aceh Fair untuk mensosialisasi wajib pajak karena masyarakat banyak berkunjung ke pameran itu. “Masyarakat bisa menanyakan kepada petugas kantor pajak di Aceh Fair, bahkan kami menerima pembuatan NPWP dan lang-sung jadi tanpa biaya,” kata Muhammad Haniv. SPT Capai 54,5 persen Sementara itu Muhammad Haniv juga menyebutkan realisasi Surat Pemberitahuan (SPT) tahunan PPh, DJP Aceh mencapai 54,5 persen sampai Mei 2011 dari yang ditargetkan untuk tahun 2011 sebesar 62.50 persen. Ia menjelaskan SPT tersebut merupakan surat Wajib Pajak (WP) untuk melaporkan penghitungan dan atau pembayaran pajak. Belum tercapainya SPT dikarenakan empat Kantor Pelayanan Pajak (KPP) di Aceh yang belum mencapai target. KPP itu diantaranya KPP Banda Aceh, Tapak Tuan, Subussalam, dan Langsa. Sedangkan realisasi penerimaan pajak Aceh hingga Mei 2011 masih mencapai Rp 649,775 miliar lebih dari rencana penerimaan tahun 2011 sebesar Rp3,984 triliun lebih. Dalam hal itu DJP akan berusaha dengan istilah melakukan jemput bola pada pengusaha di Aceh.(gto)

Darmawis Geuchik Desa Krueng Beukah BIREUEN (Waspada): Darmawis menjadi Geuchik Desa Krueng Beukah, Kecamatan Peusangan Selatan, Kab. Bireuen priode 20102016, setelah dalam pemilihan, Selasa (10/5), mendapat 55 suara. Sedangkan dua rivalnya Tgk Hamdani dan Zulfikar masing-masing hanya memperoleh 40 dan 22 suara dari 417 pemilih. Terpilihnya Darmawis sebagai Geuchik desa itu sekaligus menggantikan Geuchik lama Muktar Hasan yang telah berakhir masa jabatannya. Camat Peusangan Selatan, Said Sulaiman yang hadir mengatakan, tidak ada istilah kalah dan menang, kemenangan adalah kemenangan warga Desa Krueng Bekah. “Kita harapkan Geuchiek baru dapat melanjutkan program yang baik yang pernah dirintis Geucheik lama atau memperbaiki yang belum sempurna,” katanya. (amh)

Peresmian Pustu Cot Bada Tunong BIREUEN (Waspada): Bupati Bireuen Nurdin Abul Rahman meresmikan Puskesmas Pembantu (Pustu) di Komplek Panti Jompo Cot Bada Tunong, Kecamatan Peusangan Kamis (12/5). Peresmian Pustu ditandai dengan pengguntingan pita oleh Bupati Nurdin Abdul Rahman didampingi Kadinkes dr Amir Abdani serta sejumlah pejabat lainnya. Bupati dalam sambutannya antara lain mengatakan, pembukaan tambahan satu unit Pustu di komplek Panti Jompo Cot Bada Tunong sebagai kepedulian Pemkab dan Dinas Kesehatan setempat. Selain untuk memberikan kemudahan bagi penghuni panti Jompo usia lanjut dan masyarakat Cot Bada Tunong sekitarnya dalam memperoleh pelayanan kesehatan. Kadinkes Bireuen dr Amir Addani dalam laporannya menyampaikan, jajaran Dinas Kesehartan Bireuen saat ini memilki 18 Puskesmas dan 45 Pustu, termasuk Pustu Cot Bada Tunong yang diresmikan hari ini. Hal ini sudah menjadi program Dinas Kesehatan dalam upaya meningkatkan pelayanan kesehatan bagi masyarakat pedesaan. Seperti halnya penghuni Panti Jompo kesemuanya berusia lanjut tidak mungkin lagi untuk berobat ke Rumah Sakit Bireuen yang harus menempuh jarak lima kilometer. ”Dengan diresmikan Pustu Cot Bada Tunong di komplek Panti Jompo pelayanan kesehatan bagi masyarakat Cot Bada Tunong sudah mudah dijangkau, tidak perlu berobat ke Puskesmas Peusangan dan RSU Bireuen dapat berobat langsung di Pustu Pnti Jompo,” ujarnya. (b16)

Waspada/H.AR Djuli

Bupati Bireuen Nurdin Abdul Rahman didampingi Kadinkes dr Amir Addani melakukan pengguntingan pita peresmian Pustu Cot Bada Tunong di komplek Panti Jompo Kamis (12/5).


Mimbar Jumat

C4

Pemerintah Dorong BUMN Terbitkan Sukuk SUKU sebagai sebuah industri baru perlu dikembangkan secara intensif. Selain potensinya yang bagus, instrumen sukuk terbilang lebih aman karena adanya underlying asset. Deputi Menteri Badan Usaha Milik Negara Bidang Restrukturisasi dan Perencanaan Strategis Pandu Jayanto mengungkapkan bahwa penerbitan sukuk oleh perusahaanperusuhaan BUMN dapat menjadi suatu alternatif sumber pembia-yaan. Hal tersebut disampaikan dalam acara seminar Pasar Modal Syariah di Plaza Bapindo, Selasa (10/5). “Sejauh ini baru ada 5 perusahaan yang telah menjadikan sukuk sebagai sumber investasi,” ungkapnya. Lebih lanjut ia mengatakan beberapa BUMN lain yang berpotensi menerbitkan sukuk yaitu PTPN IV, V dan VII, PT Jasamarga dan Perum Pegadaian. Sementara itu, di tempat yang sama Kepala Biro Penilaian Keuangan Sektor Riil Badan Pengawas Pasar Modal dan Lembaga Keuangan, Anis Baridwan, mengatakan setidaknya terdapat tiga manfaat dalam penerbitan sukuk. Pertama, diversifikasi sumber pendanaan perusahaan. Kedua, diversifikasi basis investor. Ketiga,

mendorong pertumbuhan industri keuangan syariah. “Karena terdapat banyak produk alternatif syariah di pasar,” jelasnya. Lebih lanjut menurutnya kurangnya perusahaan memanfaatkan sukuk karena tidak adanya regulasi. Oleh karena itu Bapepam-LK telah mengembangkan kerangka regulasi untuk mendukung dan menciptakan lingkungan yang kondusif pada pasar modal syariah yang tertuang dalam master plan. Sementara itu Komitmen Islamic Development Bank (IDB) terhadap perkembangan perekomian Indonesia terus dilakukan. Terutama melalui strategi kemitraan negara-negara anggota (MCPS), IDB menyalurkan pembiayaan mencapai 3,3 miliar dolar AS untuk empat sektor di Indonesia, yakni swasta, infrastruktur, pendidikan dan pertanian. Presiden IDB, Ahmad Mohamed Ali, dalam pembukaan The IDB Group Day and Launching of the Member Country Partnership Strategy for the Republic of Indonesia,

Muslimah Dan Saham Syariah BURSA Efek Indonesia (BEI) terus berupaya menggaet investor muslim dan kaum perempuan bermain saham. Salah satunya dengan menerbitkan Indonesia Syariah Stock Index (ISSI). Hal ini tidak terlepas dari peran Friderica Widiasari Dewi, Direktur Pengembangan Bisnis BEI. Salah satu tugasnya, melakukan sosialisasi edukasi dan secara proaktif mencari calon investor, calon emiten, dan mengkaji pengembangan yang bisa dilakukan dalam divisi pengembangan usaha. “Kenapa market kurang berkembang, sebab (sebagian) masyarakat kita tidak suka konvensional. Selain itu, edukasi market saham juga susah,” ujar Kiki, panggilan akrabnya, di Gedung BEI Jakarta, baru-baru ini. Pertumbuhan pasar saham Indonesia memang yang terbaik di kawasan Asia Pasifik dengan nilai transaksi mencapai Rp1.200 triliun sepanjang tahun tetapi perkembangan pasarnya terbatas. Jumlah investor di BEI baru mencapai 790 ribu. Sehingga kemudian BEI menerbitkan Indonesia Syariah Stock Index (ISSI) pada 12 Mei mendatang. Peluncuran ISSI ini dimaksudkan untuk meningkatkan pasar modal khusus yang berbasiskan syariah. “Investor syariah tidak hanya muslim, buktinya di London (Inggris) marketnya bisa berkembang,” ungkapnya. Menurut perempuan lulusan Ekonomi Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta dan California State University of Fresno, Amerika Serikat itu, salah satu upaya memperbesar investasi syariah adalah dengan menggaet investor perempuan. Alasannya, perempuan cenderung memilih produk syariah ketimbang konvensional. “Agar perencanaan keuangan keluarga lebih baik, kami berharap perempuan mau berinvestasi di pasar modal,” kata dia seusai acara sosialisasi penerapan prinsip syariah dalam mekanisme perdagangan efek di Jakarta. Selama ini produk syariah memang banyak diminati kalangan perempuan. Lihat saja pengguna produk syariah di perbankan yang masih didominasi perempuan yang mencapai 60%. Sehingga BEI melihat pasar perempuan ini sangat besar meskipun selama ini menghadapi beragam kendala salah satunya beranggapan berinvestasi di pasar modal tidak islami karena tidak memenuhi prinsip syariah.(gc/m20).

Bazar Amal Pembangunan Masjid Subulul Huda APA jadinya, kalau bazar dilakukan untuk membantu pembangunan masjid? Alhamdulillah. Itulah yang dilakukan Wahana Ramaja Masjid di Desa Pematang Johar, Kecamatan Labuhan Deli, Kabupaten Deliserdang 6 – 15 Mei 2011. Kegiatan bertajuk Pekan Budaya Islam dan Bazar Amal ini setiap hari tampak dijubeli pengunjung. Maklum, bazar amal bekerjasama dengan kelompok Usaha Kecil Menengah (UKM) Prima Sumut memamerkan sejumlah produk unggulan meliputi busana muslim, asesoris, aneka busana batik, sablon, pusat permainan anak dengan menghadirkan istana balon, aneka kerajinan dan barang menarik lainnya dengan harga terjangkau. “Yang lebih menarik, sebagian besar dari sewa stand akan disumbangkan untuk pembangunan Masjid Subulul Huda di Desa Pematang Johar, Kecamatan Labuhan Deli, Deliserdang,” ujar Ketua Panitia Pelaksana Pekan Budaya Islam dan Bazar Amal, Sudarman, SPd yang dijumpai di lokasi pameran, kemarin. Dijelaskannya, salah satu daya tarik pelaksanaan kegiatan ini adalah keikutsertaan UKM yang tergabung dalam UKM Prima Sumut. Penggalangan dana untuk pembangunan masjid sangat terbantu dengan adanya bazar.“Pembangunan Masjid Subulul Huda secara fisik baru rampung 40 persen. Insya Allah, menjelang Ramadhan diharapkan rampung 50 persen, sehingga dapat dimanfaatkan untuk pelaksanaan shalat terawih, tadarusan dan lain-lain,” ujarnya. “Kemudian, satu hal yang kita harapkan dari pelaksanaan bazar ini selain dari membantu pembangunan Masjid Subulul Huda, kita ingin membuka pandangan para pemuda dan remaja masjid khususnya di tempat kita ini, ternyata lapangan pekerjaan itu bukan hanya di perusahaan-perusahaan besar, bukan hanya di perkantoran dan menjadi PNS,” ujarnya. Selain bazar amal, kegiatan ini juga dirangkai festival yakni lomba karaoke lagu islami, tartil (ayat pendek), marhaban, yasin, busana muslim, mewarnai, pop song, gerak jalan, pidato dua bahasa dan dai. Pekan Budaya Islam dan Bazar Amal dibuka Camat Labuhan Deli Dedi Maswardy, S.Sos, MAP dihadiri antara lain mewakili Danramil, mewakili Kapolsek, Kepala Desa se-Kecamatan Labuhan Deli dan Ketua Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (Hipmi) Sumut yang juga Ketua Rempala Indonesia Sumut Said Aldi Al Idrus. (Irham Hagabean Nasution) Al-Firdaus Jl. Medan Batang Kuis Ds. XI Empl. Km 10 Al-Furqan Perumahan Bumi Tuntungan Sejahtera DSC Al-Hafiz Hamparan Perak Kec. Hamparan Perak Al-Hikmah Kompleks RS Jiwa Daerah Propsu Al-Ikhlas Simpang Beringin Hamparan Perak Al-Ikhlas Desa Suka Makmur Kec. Delitua Al-Muttaqien Gg. Kolam Deli Tua Al-Muttaqin Dusun V Desa Bangun Dari Komp.Koserna Al-Mukhlishin Jl. Terusan Bandar Setia Dusun II Al-Salam Jl. Raya Medan-Namorambe Kom. Pisu No.1 Baitussalam Dagang Kerawan-Tg. Morawa Graha Deli Permai Jl. Tani Bersaudara, K. Namorambe Khairul Fatihin Dusun II Kec. Tg. Morawa Jami’ Jl. T. Imam Bonjol No. 17 Jami’ Jl. Pantai Labu Dusun Masjid Desa Beringin Jami’ Asysyakirin Delitua Jl. Medan-Delitua Km.11,5 Jami’ Al-Ihsan Jl. Imam Abdul Desa Selemak Kec. H.Perak Jamik Al-Ikhlas Jl. Pengabdian Dusun I Desa Bdr. Setia Lembaga Pemasyarakatan Klas II-B Jl.Sudirman No.27 Nursa’adah Jl. Medan-Tg. Morawa, Km. 12 Nurul Ikhwan Jl. H.A. Dahlan Tanjung No. 38 Raya Lubuk Pakam Jl. T. Raja Muda No. 26 Taqwa Jl. Diponegoro No. 1 Lubuk Pakam Ukhuwah Jl. Binjai Km 11,2 Dusun II-III Ds. Mulio Reko

Rabu (11/5) di Hotel Ritz Carlton, Jakarta, mengatakan, bahwa Indonesia adalah mitra strategis dari IDB. Apalagi Indonesia memiliki potensi yang besar dengan pertumbuhan ekonomi 6,4 persen dari sebelumnya 6,1 persen. “Potensi inilah yang mendorong kami selalu berkomitmen kepada Indonesia dalam mendorong pertumbuhan ekonomi,”jelasnya. Sementara, Menteri Keuangan Agus Martowardojo dalam acara itu juga menyampaikan, IDB merupakan mitra penting bagi pembangunan Indonesia seperti tercermin dalam berbagai program dan proyek yang telah dilaksanakan di Indonesia. “Sebagian besar telah terkonsentrasi dan sejalan dengan prioritas pemerintah Indonesia,” ungkap Agus. Sedangkan Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Bambang PS Brojonegoro menambahkan fokus MCPS adalah pembangunan infrastruktur, pendidikan dan kesehatan. “MCPS itu untuk support infrastruktur, education, health dan agriculture termasuk di dalamnya. Cuma memang fokusnya bukan di Jakarta,” jelas Bambang pada kesempatan yang sama. Kembali pada Ahmad Mohamed Ali dari dana pembiayaan IDB tersebut rencananya akan dialokasikan pada sektor swasta akan menerima pembiayaan dengan

Milad Ke-7 Tazkira DEPUTI Menteri Perumahan Rakyat (Menpera) Bidang Perumahan Swadaya Ir H Jamil Anshori SH MM mengatakan, umat Islam menginginkan tercipta keluarga sakinah, mawaddah warahmah. Tetapi, keluarga yang diidam-idamkan seperti itu memerlukan tempat tinggal yang layak.Hal itu disampaikannya pada orasi ilmiah puncak Milad (HUT) ke-7 Majelis Dzikir Tazkira Sumut di Masjid Agung Medan, Minggu (8/5). Acara diawali Shalat Subuh berjamaah, senam gerakan eksplorasi shalat dipandu H Izet Lubis dan gerak jalan santai silaturahmi diikuti ribuan peserta. Hadir dalam Milad ke-7 Tazkira Sumut, di antaranya Kapoldasu Irjen Pol Drs H Wisjnu Amat Sastro SH, Ketua Umum sekaligus Pendiri Tazkira Sumut Buya KH Amiruddin MS, Ketua Umum MUI Medan Prof Dr H Mohd Hatta, Ketua Komisi Dakwah dan Luar Negeri MUI Medan yang juga Pimpinan Majlis Ta’lim Jabal Noor KH Zulfiqar Hajar, Kakan Kemenag Medan Drs H Abdul Rahim MHum, Drs H Amhar Nasution MA, Drs H Abuhanifah Batubara mewakili Walikota Medan serta Pimpinan Amanah Property Drs H Ismed Ismail SH. Taushiyah, dzikir dan doa dipandu Dr KH Wahfiuddin SE dari Jakarta yang sangat menyentuh umat Islam yang hadir melalui lantunan dzikirnya, sehingga banyak yang menangis, Dilakukan pula penandatanganan kerjasama antara Tazkira Sumut dengan Bank Muamalat Divisi Sumut dilakukan Buya KH Amiruddin MS dan Pimpinan Bank Muamalat Bambang Kusnadi. Sedangkan acara diawali pembacaan ayat-ayat suci Alquranulkarim dibawakan Qari Internasional Drs H Fadhlan Zainuddin serta pensaritilawah H Mudawali SPdI. “Jadi, Kementerian Perumahan Rakyat siap memfasilitasi umat Islam membangun perumahan dan pemukiman yang mandiri dan syariah,” tegasnya. Sebelumnya, Kapoldasu Irjen H Wisjnu Amat Sastro berharap agar kegiatan dzikir senantiasa dilakukan, karena dzikir akan membuat hati tenang dan tenteram. Menyinggung meningkatkanya penyakit masyarakat (Pekat) di Sumut, termasuk di Medan, dia mengajak dan memohon dukungan seluruh elemen masyarakat dan tokoh-tokoh agama agar ikut berperan aktif dalam memerangi dan memberantas “Pekat” tersebut. Seperti, judi, Narkoba, prostitusi dan minuman keras. Dia juga mengemukakan, jika ada “anak buah” nya terlibat dalam backing judi, maka segera laporkan kepadanya dan akan menindak oknum tersebut. (h01)

MILAD: Peringatan Milad ke-7 Majelis Dzikir Tazkira Sumut di Masjid Agung Medan, Minggu (8/5) dihadiri berbagai pejabat dan ulama di Sumut. Dari kanan ke kiri Al-Ustadz Drs H Amhar Nasution MA, KH Zulfiqar Hajar Lc, Kakan Kemenag Medan Drs H Abdul Rahim MHum, staf Kementerian Perumahan Rakyat, Deputi Menpera Bidang Perumahan Swadaya Ir H Jamil Anshori SH MM, Kapoldasu Irjen Pol Drs H Wisjnu Amat Sastro S dan Ketua Umum Majelis Dzikir Tazkira Sumut Buya KH Amiruddin MS. (foto/Ist).

Drs. H. Ismail Hasyim, MA Solihan, S.Pt H. Zainal Yusuf Darwin Purba, BA Qori Ananda Azhari Hasibuan Sudarno, S.Ag Masnun Syafi’i, A.ma Drs. Muhammad Nuh, SH, MH Edy Santoso, S.Ag Drs. Nazaruddin Nasution Hengky Syahputra, S.Pd.I Mahfudz Drs. Harmaini Margolang Ahmad Syukri Zaidil Syamsuddin Lubis H. Ibnu Hajar, BA Herman, S.Ag Drs. H.M. Syukri Yusuf Drs. Ismail Yahya Edy Syaputra, S.Pd.I Juhdi Drs. H. Sarwo Edie Yusuf Matondang, S.Ag

BINJAI Agung Kota Binjai An-Nur Jl. Veteran No. 7 Kel. Tangsi Ar-Rahmah Turiam Kel. Tanah Tinggi Al-Hidayah Jl. Talam Kel. Nangka Al-Hilal Jl. Ikan Arwana No. 17 Kel. Dataran Tinggi Darussalam Kel. Tanah Tinggi Istiqomah Jl. T. Amir Hamzah Kel. Jatinegara Jamik Athohirin Kec. Binjai Utara Nurul Falah Jl. Sisingamangaraja No. 60 Nurul Yaqin Jl. S.M. Raja Kel. Tanah Tinggi

porsi terbesar hingga 34,7 persen. Sementara infrastruktur, pendidikan dan pertanian, masing-masing mendapat porsi, 26,3 persen, 19,8 persen dan 17,5 persen. Sekitar 64 persen dari dana tersebut akan diberikan ke tiga daerah. Meliputi sejumlah wilayah di Sumatera, Kalimantan dan Sulawesi. ‘’Daerah yang akan kita pilih berdasarkan tingkat kemiskinan, peringkat IPM, iklim investasi dan biaya usaha,’’ katanya. Sebelumnya, IDB telah memfokuskan kegiatannya di wilayah Jawa dan Bali. Kerjasama Dalam kegiatan lain, BNI Syariah menjalin kerjasama dengan Majelis Ekonomi dan Kewirausahaan Muhammadiyah (MEKM) untuk pengembangan program kewirausahaan bagi warga Muhammadiyah. Rencananya akan dilakukan penandatanganan kerjasama bersamaan dengan Rakernas MEKM pada 14-16 Mei 2011 di Universitas Muhammadiyah Solo (UMS). Program kerjasama tersebut diperuntukkan bagi para usahawan pemula yang akan dibekali dengan pe-latihan kewirausahaan dan dilanjutkan dengan pembinaan oleh BNI syariah. Menurut Ikhwan Ridwan, Sekretaris MEKM, pelatihan kewira-usahaan rencananya akan dilaksana-kan selama 3 hari terkait dengan materi bisnis dan sistem waralaba, selanjutnya para calon usahawan dapat mengajukan pembiayaan ke BNI syariah sebagai modal untuk memulai usahanya. (m06)

DR. H. Syafi’i Siregar, MA Prof. Dr. E. De Lux Putra Drs. H. Ahmad Fauzi, M.SI F. Nurdin Panjaitan Fadly Sp. S.Pd.I H. Fahran Rawi, S.Pd.I H. Sobirin Drs. Misnan, MA Drs. H. Hasan Tazir H. Fahmi Barus

Nurul Amin Al-Washliyah Kebun Lada

Tantangan Ekonomi Syariah Oleh Mustafa Kamal Rokan DALAM sebuah hadis yang diriwayatkan Imam Bukhari berbunyi “setiap anak dilahirkan dalam keadaan fitrah, kedua orang tuanyalah yang men-jadikan (anak tersebut) menjadi Yahudi, atau Nasrani atau Majusi”. Hadis ini sangat terkait dengan konsep pendidikan Islam terhadap anak. Dalam tafsiran sederhana bahwa anak keturunan yang dilahirkan adalah dalam keadaan suci (fitrah), kefitrahannya sang anak sangat ditentukan oleh didikan ayah-ibunya (abawahu). Dalam tafsiran yang lebih luas bahwa pendidikan terhadap anak didik sangat ditentukan oleh lingkungan. Namun, tulisan ini tidak membicara tentang konsep pendidikan ini lebih lanjut, yang menjadi tekanan dalam tulisan ini adalah redaksi kalimat lanjutan dari hadis di atas, yakni… yuhawidanihi (menjadikan anak tersebut menjadi) Yahudi, atau yunassiranihi (menjadi Nasrani) atau yumajjinasihi (menjadi Majusi),”. Tiga Penyakit Manusia Jika dibaca sepintas kalimat lanjutan hadis di atas, sungguh terasa kesan negatif bahkan sangat sentimentil terhadap agama-agama tertentu (Yahudi, Nasrani dan Majusi). Tentu hal ini sangat “mengganggu” ketoleransian terhadap beberapa agama tertentu, apalagi dikaitkan dengan kondisi saat ini dimana “perang peradaban” bahkan “perang fisik” dengan “agama-agama” yang disebutkan dalam hadis di atas sedang panas-panasnya. Lalu, bagaimana menafsirkan hadis tersebut? Kalimat hadis di atas adalah berbentuk kata kerja sekarang dan akan datang (fi’il ruba’i mudhari’) yang diartikan “menjadi” (menasranikan, meyahudikan dan memajusikan). Dalam konteks kekinian, bahwa hadis itu lebih tepat diartikan “menjadikan” sebuah sifat atau karakter tertentu. Tafsiran terhadap sebuah sifat atau karakter terasa lebih mengena dan up to date dengan kondisi kekinian termasuk dalam bidang ekonomi. Kata “yahudi” adalah representasi dari sifat atau karakter manusia yang oportunis sekaligus diskriminatif. Sifat atau karakter Yahudi dapat dilihat pada sejarah orang Yahudi yang terdapat dalam Kitab Ulangan Pasal 23 ayat 20: “Janganlah kamu mengambil bunga dari saudaramu dikarenakan tuhan melarangnya, tetapi tidaklah mengapa jika kamu jika mengambil bunga dari orang asing”. Dengan tegas bahwa pengharaman terhadap riba dalam sistem perekonomian berlaku pada semua agama termasukYahudi. Kerusakan sistem ekonomi dan tentunya sistem hidup manusia akan terjadi jika sistem ini dibiarkan hidup dan merajalela. Namun, sikap oportunis dan diskriminasi terlihat pada bunyi akhir pasal tersebut, yakni saat keharaman riba boleh tidak berlaku jika diperoleh dari orang asing. Bunyi ayat di atas menunjukkan sifat orang Yahudi yang mendua atau munafik. Memang, sikap “mendua” atau “standar ganda” dapat dilihat secara kasatmata pada negara-negara yang dibesarkan dan “diotaki” oleh bangsa Yahudi. Amerika Serikat (AS) misalnya adalah negara yang munafik dan bermuka ganda, lihat saja disaat AS menggaunggaungkan demokrasi dan Hak Asasi Manusia (HAM), justru negara AS-lah negara yang sangat otoritatik, diskriminatif dan pelanggar HAM berat dimana-mana. Sebutan Nasrani dalam hadis tersebut adalah representasi dari sifat permissive yakni sifat yang selalu memudah-mudahkan. Sifat memudah-mudahkan dapat dilihat dari perintah menyembah (sembahyang) mereka, yang sebenarnya adalah bermula dari tujuh waktu (yakni selain waktu shalat sebagaimana umat Islam ditambah waktu dhuha dan waktu malam), namun karena sfat memudah-mudahkan itu, sembahyang yang seharusnya tujuh kali sehari semalam direduksi menjadi satu kali dalam sehari. Untuk lebih mudah dari itu, kembali direduksi menjadi hanya satu kali dalam seminggu yakni hari minggu saja.

Drs. H. Fahmi Tazir Aiyub, AMa Mahadi H. Ibrahim M., S.Ag

TEBING TINGGI Amal Muslimin Kp. Rao Amaliyah Jl. K.F. Tandean No.344 Lingk. V Kel. B.Sakti An-Namirah Jl. Gunung Papandayan Lingk. II At-Taufiq Jl. Jend. Sudirman Kel. Sri Padang At-Taqwa Jl. Dr. Kumpulan Pane No. 58 Al-Abidin Jl. Kom. Yos Sudarso Kel. Lalang Al-Hidayah Lingk. 03 Jl. Kunyit Kel. Tg. Marulak Hilir Al-Ikhlas Jl. H.S. Beringin Lingk. 6 Al-Ikhlas Lingk. 03 Kel. Tanjung Marulak Al-Ihsan Simp. Dolok Kel. Sri Padang Kec. Rambutan Al-Jihad Jl. Gunung Arjuna Lk. 01 Kel. Mekar Sentosa Al-Muttaqin Jl. Sofyan Zakaria Lingk. 2 Al-Mukhlis Jl. Ahmad Yani Al-Maryam Jl. Darat Lingk. VIII Kel. Rambung Al-Muthmainnah Lingk. I Kel. D.Sundoro Al-Haq Kel. Deblot Sundoro Kec. Padang Hilir Al-Qomar Perum. Purnama Deli Lingk. V Kel. Bulian Darul Jannah Jl. Bhakti LKMD Lingk. 01 Kel. Lalang Darul Jihad Brimob Jl. Ahmad Yani Farida Jl. H. Ahmad Bilal Lingk. V Kel. Damar Sari Hikmah Jl. Lengkuas Lingk. II Kel. Bandar Sakti Jami’ Jl. Batu Bara Kel. Satria Nurul Huda Jl. Bukit Bandar Lingk. 03 Kel. Lalang Nurul Islam Jl. Pulau Irian Lingk. 04 Kel. Persiakan Nurul Ikhwan Rumah Sakit Sri Pamela Raya Nur Addin Jl. R. Suprapto No. 126 Syuhada Jl. Iskandar Muda No. 70 Taqwa Jl. Prof. H.M. Yamin SH, Kampung Keling INDRAPURA

Sedangkan Majusi adalah representasi dari sifat yang mengeksploitasi manusia dengan hanya menyandarkan pada status sosial berdasarkan embel-embel, kelebihan dan seterusnya. Sifat ini telah men-jadikan status, pangkat dan simbol atau gelar menjadi “berhala-berhala” kecil untuk memenangkan perta-rungan kehidupan. Tiga Tantangan Ekonomi Syariah Lalu, apa kaitan dengan ekonomi syariah?. Jika ekonomi syariah diibaratkan sebagai “generasi baru” yang muncul dalam beberapa dekade belakangan (setelah masa kegelapan ratusan tahun lamanya), tiga sifat yang dikhawatirkan Nabi Muhamamad terhadap seorang anak yang lahir dalam keadaan suci patut penting untuk diperhatikan. Pertama, ekonomi Islam yang menjelma dalam berbagai lembaga-lembaga ekonomi tidak sepatutnya disikapi dan dilaksanakan secara oportunis dan diskriminatif. Pemanfaatan dengan pengatasnamaan ekonomi syariah yang bertujuan hanya keuntungan sesaat disebabkan hanya karena ekonomi syariah lagi booming adalah sikap opurtunis yang patut diwaspadai bagi “bayi ekonomi syariah”. Lebih dari itu, sifat ekonomi syariah harus bebas dari sifat Yahudi yang diskriminatif. Penting dipertegas bahwa menjadi ciri utama ekonomi Islam adalah orientasi pada sektor ril dan keadilan pasar dengan menjunjung tinggi etika bisnis. Karenanya, setiap inovasi produk yang jikapun telah lulus sensor “fikih muamalah’ dengan segala “helah fikihnya” harus disortir dengan orientasi sektor ril, keadilan dan etika bisnis yang jelas. Pertanyaannya, sudahkah layanan bank atau lembaga keuangan syariah saat ini telah memihak kepada pemberdayaan masyarakat dan sektor ril?. Sudahkah pemberian pembiayaan telah bebas dari sikap diskriminasi terhadap nasabah yang tidak mempunyai harta untuk diagunkan? Kedua, senada dengan sifatYahudi di atas bahwa sifat Nasrani yang merupakan representasi dari sifat permissive dan memudah-mudahkan menjadi tantangan tersendiri dalam perjalanan ekonomi syariah. Diskusi panjang terhadap berbagai produk ekonomi syariah yang tersebar pada lembaga keuangan, reksadana, asuransi dan lembaga jenis lainnya seringkali menempatkan “helah fikih” hampir setiap kali menemukan benturan dalam pengembangan produk perbankan. Tentu, dalam kaca mata ushul fiqh bahwa selama produk-produk ekonomi syariah telah teruji dengan instrumen atau pisau hukum Islam (terutama mashadir al-awwal), kemudian maqashid al-syariah, istishab,‘urf, sad al-dzariah, syar’un manqablana dan seterusnya tentu dapat dimaklumi. Namun sejalan dengan itu sifat memudah-mudahkan Nasrani itu harus dijauhkan lebih dahulu sebelum instrumen hukum itu bekerja menemukan bentuknya yang ideal. Ketiga, sifat asli dari Majusi adalah pengekspoitasian manusia dengan menyandarkan pada status sosial berdasarkan embel-embel kelebihan. Salah satu penyebab kerusakan peradaban manusia termasuk dalam ekonomi adalah peradaban yang hanya mengedepankan simbol tanpa substansi. Bahkan dalam dimensi hukum (muamalah) mengedepankan substansi menjadi ciri yang menonjol. Dalam hal kemaslahatan pada bidang muamalah misalnya, dimana terdapat kemaslahatan, di sana terdapat syariah Allah (ainama wajadtu al-maslahah fa tsamma syar’ullah) adalah kaidah yang sangat mendasar dalam muamalah. Karenanya, kritik penting bagi lembaga ekonomi Islam saat ini adalah orientasi kemaslahatan ekonomi Islam secara substantif bukan hanya pada tataran simbolik. Wallahu’alam. � Penulis adalah Dosen Hukum Bisnis Fak. Syariah IAIN Sumatera Utara.

Rakernas DMI Di Batam DR.H.Hasan Mansur Nasution, MA. (Sekretaris Umum DMI SU) atas restu Drs. H.M. Imran Daulay, SH., MSi (Ketua Umum) mengikuti Rapat Kerja Nasional (Rakernas) DMI di Asrama Haji Kota Batam di Batam Center Provinsi Kepulauan Riau tanggal 28-30 April 2011, diikuti oleh pengurus DMI se-Indonesia. Rakernas DMI dibuka secara resmi oleh Gubernur Kepulauan Riau Muhammad Sani. Dalam rangkaian rakernas diadakan juga pameran ekonomi ala Rasulullah Saw. Dalam Rakernas para tokoh yang tampil antara lain DR. KH. Tarmizi Taher (Ketua Umum DMI, mantan Menteri Agama RI), DR. Sugiarto (mantan Menteri BUMN), Prof. Dr. Nasaruddin Umar, MA., Dr. H. Ilham Habibie dan Prof. Dr. Jimli Ash-Shiddiqy. Semuanya berbicara tentang masjid dari berbagai sudut pandang yang bermuara kepada bagaimana agar masjid lebih dapat difungsikan keberadaannya. Rakernas ini adalah ajang perhelatan penting menyongsong

STABAT Ar-Raudah Dusun VII Masjid Desa Kebun Balok Al-Furqan Lingkungan I Kel. Kwala Bingai Istiqomah Pasar Baru Stabat

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Suyetno Hendra Irawan, S.Pd.I Drs. Ahmanuddin Lubis Almaya Andika Drs. Suhatta Ritonga, SH Drs. H. Muslih Lubis Emir Hamdi, S.Pd.I, SH Usman Amin, S.Ag H. Toga Marbun, S.Ag Rizky Al Ambari M. Yunan Damanik Abdul Wahab Saragih H. Abd. Rahman M. Ilyas, S.Ag Lahmanuddin, S.Ag Ridwan Syam, S.Ag Drs. H. Ibrahim Harahap Febri Novindra Mulkan Azima, S.Ag Drs. Abdul Kholik, MAP H. Mhd. Syamsi Ramadhansyah Lubis Drs. H. Pangadilan Gultom Suratman, S.Ag Drs. H. Achyar Nasution T. Azmi, S.Sos.I Drs. Daulat Sibarani Ruslan Sikumbang

muktamar DMI yang akan dilaksanakan bulan Juli 2011. Dalam Rakernas tersebut bermunculan namanama calon Ketua Umum DMI periode 2011-2016 dan dikabarkan DR. KH. Tarmizi Taher tidak lagi mencalonkan diri disebabkan kesehatan yang tidak lagi memungkinkan.

Selain Hasan Mansur Nasution ikut juga dalam Rakernas, yaitu Ahmad Gazali Syam (Majelis Mustasyar), Masdar Tambusai, S.Ag. (Gema DMI), Drs. H. Amir Mukti dan Ilyas (DMI Kab. Batubara). Seusai Rakernas dilanjutkan dengan wisata rohani ke Singapura dan Malaysia. (m20)

Tampak DR. K.H. Tarmizi Taher (Ketua Umum DMI, mantan Menteri Agama RI), di tengah DR. H. Hasan Mansur Nasution, MA dan kanan ujung Masdar Tambusai, S.Ag. (foto/Ist).

Jami’ Indrapura

H.M. Amin E.H., Lc

KISARAN Agung Jl. Imam Bonjol No. 182 Abrarul Haq Haji Kasim Jl. Budi Utomo Kel. S.Baru An-Nur RSU Ibu Kartini PT. BSP Tbk Al-Hidayah Jl. Cokroaminoto Al-Husna Jl. Arwana Kel. Sidomukti Al-Husna Simpang 6 Kel. Kisaran Barat Al-Jihad Jl. Dr. Setia Budi No. 54 Kel. Selawan Al-Muttaqin Jl. Ir. H. Juanda Kel. Karang Anyer Ikhwaniyah Kel. Gambir Baru Kel. Kisaran Timur Jami’ Baiturrahim Kel. Kisaran Naga Jami’ Lingk. I Kel. Bunut Nurul Yaqin Kantor Direksi - Kisaran Siti Zubaidah Jl. Budi Utomo No. 285

Drs. H. Aziz Syah Drs. H. Imran Mahdin, M.Ag H. Lahmuddin Tanjung H. Salman Tanjung, MA Drs. Muksin, M.Pd H. Salman Tanjung, MA Drs. Nazibar Akmal Drs. Parlagutan Dalimunthe Muhammad Ihsan, SH Dahmul Daulay, S.Ag H. Nurul Ichsan, S. H. Usman Effendi Abd. Rahman Rivai, S.Ag

LABUHAN BATU An-Nur Desa Kuala Bangka Baiturrahman Kec. Kualuh Hilir

Usdek Situmorang Muhammad Redho, S.Pd

BATU BARA Jami’ Al Mukhlisin PT. Moeis Nurul Huda Desa Tanah Tinggi Kec. Air Putih Quba Tanjung Kubah Kec. Air Putih Syuhada Sukaraja Jl. Raya Medan-Kisaran Km. 108

H. Marwan Lubis H. Lukman Yanis, HS H. Ghozi Ahmad Muchtar, AM

PEMATANGSIANTAR Al-Ikhlas Jl. Nagur Kel. Martoba

Drs. H. Rasyid Nasution

RANTAU PRAPAT Al-Qodar Jl. Terpisang Mata Atas

Drs. Abdul Jawab Batubara

SIBOLGA Al-Munawar Sibolga Jl. Tapian No. 10-A Nurul Ikhlas

Abdul Ghani Nasution Drs.Ramlan Lubis


Mimbar Jumat

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Gambaran Alquran Tentang Pemakan Riba

Kiat Menghadapi Kesulitan, Menggapai Kebahagiaan Oleh Diah Widya Ningrum, S.Pd.I

H

idup ini ibarat roda yang terus berputar, kadang di atas kadang di bawah. Hidup adalah perjuangan dari berbagai kesulitan yang menghadang. Setiap perjuangan membutuhkan ketulusan, kegigihan, semangat, dan rela berkorban. Hidup juga berarti ujian. Allah SWT. berfirman dalam QS. Al-Mulk (67) ayat 2: “(Dia) yang menjadikan mati dan hidup, supaya Dia menguji kamu , siapa di antara kamu yang lebih baik amalnya (ahsanu ‘amalan). Dan Dia Maha Perkasa lagi Maha Pengampun.” Untuk menggapai kesuksesan dan kebahagiaan harus mampu melewati ujian tersebut. Socrates berkata: “hidup yang tidak teruji adalah hidup yang tidak layak untuk dihidupi (unexamined life is not worth living). Hanya ada satu tempat di dunia ini dimana manusia terbebas dari ujian hidup, yaitu kuburan (the grave). Hal terpenting ketika menghadapi ujian hidup atau ketika berhadapan dengan kesulitan bukanlah lari menghindar atau bersembunyi dari kesulitan tersebut. Tetapi, membangun kegigihan, ketekunan, kesabaran dan memohon kekuatan, kemudahan dari Allah SWT. Dengan demikian, proses menghadapi ujian itulah yang harus dikedepankan. Dengan kata lain, marilah kita luruskan niat, sempurnakan ikhtiar dan tawakkal kepada Allah. Seandainyapun kita gagal dalam ujian, kita gagal menyelesaikan masalah, kita gagal mengatasi kesulitan, itu bukanlah berarti akhir dari segalanya. “No failure, only success delayed (tidak ada kegagalan, melainkan hanya sukses yang tertunda). Kenapa kita lebih memilih jalan pintas ketika dililit persoalan yang tidak kunjung selesai? Kenapa kita selalu berputus asa ketika berhadapan dengan kegagalan?. Kenapa kita cenderung emosional sampai gelap mata hanya karena tidak mampu menyelesaikan kesulitan?. Rasulullah mengajarkan dalam salah satu do’a yang diriwayatkan oleh Imam Abu Daud r.a. : “ Ya Allah, aku mohon perlindungan-Mu daripada kegelisahan dan duka cita, dan aku mohon perlindungan-Mu daripada kelemahan dan kemalasan, dan aku mohon perlindungan-Mu daripada sifat pengecut dan kikir, dan aku mohon perlindunganMu daripada tumpukan hutang dan paksaan orang.” Kiat Menghadapi Kesulitan Dalam Menggapai Kebahagiaan Marilah kita renungkan dan amalkan dalam hidup solusi yang diberikan Allah SWT. Sebagaimana termaktub dalam Alquran Surat Al-Baqarah (2) ayat 45-46: “Dan jadikanlah sabar dan sholat sebagai penolongmu. Dan sesungguhnya yang demikian itu adalah berat, kecuali bagi orang-orang yang khsusyu’. (Yaitu), orang-orang yang meyakini bahwa mereka akan menemui Tuhan-nya dan bahwa mereka akan kembali kepada-Nya.” Ayat ini menegaskan bahwa solusi menghadapi berbagai persoalan atau kesulitan hidup yaitu sabar dan sholat. Sabar bukan berarti menerima dengan pasrah tanpa adanya ikhtiyar. Sabar adalah proses pengendalian diri seoptimal mungkin dalam mengarungi kehi-dupan dengan tidak melakukan hal-hal yang dibenci oleh Allah SWT (habsun nafsi ‘ala ma tukrihu). Sedangkan

sholat adalah jembatan komunikasi diri seorang hamba kepada Tuhannya agar dekat kepada Allah SWT. Untuk bisa menjadikan sabar dan sholat sebagai solusi, dalam ayat tersebut hanya orang-orang khusyu’ (khasyi’in) yang dapat mengaktualkannya. Muhammad Mahmud Hijazy dalam Tafsir al-Wadhih menjelaskan bahwa karakteristik orang khusyu’ itu adalah: pertama, Teguh keyakinan (tauhid). Kedua, menyadari konsekuensi terhadap segala perbuatan bahwa amal baik akan dibalas Allah dengan kebaikan sedangkan amal buruk juga akan dibalas Allah dengan ganjaran setimpal. Ketiga, keyakinan bahwa semua akan kembali kepada Allah. Secara praktis, langkah-langkah menuju Kesuksesan dan Kebahagiaan Hakiki adalah sebagai berikut: Pertama, Luruskan Niat/Orientasi. Allah SWT berfirman: “Padahal mereka tidak disuruh kecuali supaya menyembah Allah dengan memurnikan ketaatan kepada-Nya dalam (menjalankan) agama dengan lurus dan supaya mereka mendirikan sholat dan menunaikan zakat dan yang demikian itulah agama yang lurus. (QS. Al-Bayyinah (98) ayat 5). Kedua, Kuatkan ikhtiyar/usaha dengan penuh kesabaran, kegigihan dan keyakinan akan keberhasilan. Allah SWT berfirman: “Dan katakanlah, bekerjalah kamu, maka Allah dan Rasul-Nya serta orang-orang mukmin akan melihat pekerjaanmu itu, dan kamu akan dikembalikan kepada Allah yang mengetahui yang ghaib dan yang nyata, lalu diberitakan-Nya kepadamu apa yang telah kamu kerjakan. (QS. At-Taubah (9) ayat 105). Ketiga, Tawakkal (berserah diri) kepada Allah SWT. Allah SWT. berfirman: “…kemudian apabila kamu telah membulatkan tekad, maka bertawakkallah kepada Allah. Sesungguhnya Allah menyukai orang-orang yang bertawakkal kepada-Nya. (QS. Ali-Imran (3) ayat 159). Hujjatul Islam Imam Al-Ghazali dalam ihya ulumuddin mengatakan: “tindakan meninggalkan usaha zahir dan tadbir (memutuskannya) dalam hati merupakan pendapat orang yang tidak memahami agama, karena hal tersebut haram dalam syari’at. Sebab syari’at, memuji orang-orang yang bertawakkal yang disertai usaha. Karenanya, hujjatul Islam itu menjelaskan bahwa amal orang-orang yang tawakkal terbagi kepada empat bagian, yaitu: pertama, berusaha memperoleh sesuatu yang dapat memberi manfaat padanya. Kedua, berusaha memelihara sesuatu yang dimilikinya. Ketiga, berusaha menolak dan menghindarkan diri dari hal-hal yang akan menimbulkan mudarat. Keempat, iringi Ikhtiyar dengan Do’a kepada Allah (QS. Al-Baqarah (2) ayat 186). Kelima, Tanamkan Keyakinan bahwa Allahlah tempat menyembah dan meminta pertolongan. Allah SWT berfirman: “Hanya kepada-Mulah kami menyembah dan hanya kepada-Mulah kami meminta pertolongan (QS al-Fatihah (1) ayat 5).Mudah-mudahan Allah SWT memberikan kemudahan dalam menempuh jalan kehidupan sehingga menjadi orang yang bahagia di dunia dan akhirat. Amiin. Wallahu a’lamu. � Penulis adalah Guru Madrasah ‘Aliyah AlJam’iyatul Washliyah Perbaungan.

C5

A

lquran mengillustrasikan, orang-orang yang memakan riba tidak sanggup berdiri, sama halnya dengan orang-orang yang sedang kemasukan setan (gila). Illustrasi ini dipahami oleh para mufassir pada kehidupan hari akhirat sebagai ciri khas bagi pemakan riba. Menurut penulis, illustrasi ini dapat dikaitkan dengan kehidupan duniawi karena pemakan riba tidak memiliki akal dan perasaan. Adapun yang dimaksud dengan orang-orang yang memakan riba ialah orang-orang yang melakukan praktik riba yaitu dengan menetapkan adanya tambahan harta dari modal yang dipinjamkan. Pertam-bahan harta ini dilakukan setelah ada kesepakatan tentang waktu pembayaran. Jika waktu yang ditetapkan telah sampai dan yang meminjam tidak sanggup melunasinya maka dibebankan tambahan lain kepadanya karena terjadi pertambahan waktu. Terjadinya pertambahan waktu plus pertambahan harta akan membuat pihak yang meminjam berada dalam kesulitan (mudharat). Pada sisi lain, pemodal terus-menerus membayangkan keuntungan yang berganda tanpa pernah memikirkan kondisi yang meminjam dalam keadaan sulit. Seharusnya, pihak pemodal menolong pihak yang meminjam agar dapat terlepas dari kesulitan tanpa meminta tambahan harta dari perpanjangan waktu. Mengingat pihak pemodal tidak memiliki kepedulian terhadap pihak yang meminjam bahkan sibuk dengan memikirkan keuntungannya maka Alquran memberikan illustrasi tentang kondisi orang-orang yang memakan riba. Kondisi mereka digambarkan di dalam Alquran persis seperti orang-orang yang sedang kemasukan setan (terhuyung-huyung karena tekanan penyakit gila). Pernyataan Alquran ini dapat dipahami bahwa orang-orang yang memakan riba tidak memiliki akal dan perasaan karena yang ada di dalam pikirannya hanyalah keuntungan. Mereka diibaratkan dengan orang-orang yang kerasukan setan sehingga tidak peduli apakah perbuatan yang mereka lakukan benar atau salah karena yang penting bagi mereka adalah mengejar keuntungan. “Memakan riba” pada penggalan ayat ini dimaknai oleh Ibn ‘Abbas (w. 68 H) dengan “menghalalkan riba”. Menurutnya, mereka tidak da-

Oleh Achyar Zein

pat berdiri dari kuburnya pada hari kiamat karena keberadaan mereka seperti orang-orang yang kemasukan setan (gila). Oleh karena itu, sifat yang seperti ini merupakan ciri khas tersendiri di hari akhirat bagi orangorang yang memakan riba. Penafsiran yang dikemukakan oleh Ibn ‘Abbas ini memberikan makna universal terhadap praktik riba. Dengan kata lain, praktik riba tidak hanya tertuju pada memakannya saja, tetapi hal-hal yang berkaitan dengan menunjang fasilitas lain seperti membangun rumah, membeli kendaraan dan lain-lain termasuk ke dalam kategori memakan riba. Menurut al-Mawardi (w. 450 H), dimaksud dengan “memakan riba” ialah “mengambil riba”. Ungkapan “mengambil” disamakan dengan “memakan” karena tujuan dari mengambil riba adalah untuk memakannya. Menurut penulis, makna “memakan” pada ayat riba di atas adalah dengan mengkonsumsinya karena keuntungan dari riba tidak hanya untuk dimakan akan tetapi dipergunakan untuk memenuhi kebutuhan lain. Tujuan melakukan riba hanya untuk memakannya saja maka illustrasi yang dikemukakan oleh Alquran (seperti kerasukan setan) terkesan sangat berlebihan. Karena, kebutuhankebutuhan lain seperti membeli kendaraan, tempat tinggal, pakaian dan lain-lain kadang-kadang jauh lebih mahal bila dibanding hanya sekadar memakan riba. Berdasarkan illustrasi yang dikemukakan Alquran maka dimaksud memakan riba ialah mengkonsumsi atau memanfaatkannya. Pengertian “memakan riba” dalam arti general dikemukakan oleh alWahidi (w. 468 H) yaitu “melakukan

segala macam transaksi dengan menggunakan sistem riba”. Menurutnya, ungkapan “memakan riba” sudah termasuk di dalamnya perbuatan-perbuatan lain secara otomatis. Pengungkapan kata “memakan” menurut al-Baydhawi (w. 691 H) karena manfaat harta yang paling besar ialah memakannya apalagi riba populer pada sekalian jenis makanan. Yang penting untuk diperhatikan dari ayat di atas adalah kesulitan pihak yang meminjam akibat ketidakpedulian dari pemodal terhadap penderitaan yang mereka alami. Selama praktik riba tetap diberlakukan maka selama itu pula pihak peminjam tetap mengalami kesulitan walaupun pemodal tidak memakan hasil riba yang diberlakukannya. Berdasarkan ini pula maka ayat di atas tidak dapat dijadikan untuk berkilah bahwa yang dikecam hanyalah memakan riba tidak praktikpraktik yang lain. Berdasarkan uraian di atas, dapat dipahami bahwa persoalan riba ialah adanya penambahan dari modal pokok yang disesuaikan pula dengan jangka waktu. Ketika waktu betambah maka bertambah pula beban yang ditanggung oleh pihak yang meminjam. Praktek seperti ini menimbulkan kesulitan bagi pihak yang meminjam sekalipun pihak pemodal tidak memakan tambahan modal dimaksud. Dengan kata lain, hasil riba tetap saja haram sekalipun pihak pemodal tidak memanfaatkannya. Hal yang perlu diperhatikan dalam tataran ini adalah mudharat yang muncul dari pihak yang meminjam bukan pihak pemodal yang tidak memakan hasil riba. Meskipun pihak pemodal memberikan hasil riba kepada orang lain (tidak mengambilnya untuk kepentingan dirinya sendiri) namun pihak pemodal tetap saja berdosa karena perbuatannya ini tetap saja menimbukan kemudharatan bagi pihak yang meminjam. Menurut al-Samarqandi (w. 375 H), mereka tidak sanggup berdiri dari kubur mereka pada hari kiamat persis seperti orang-orang yang kemasukan setan. Menurut pendapat yang lain, bahwasanya mereka dibangkitkan pada hari kiamat dengan kondisi perut mereka gembung berisi air. Setiap kali mereka hendak berdiri lalu terjatuh dan

manusia berjalan di atas perut mereka. Hal yang seperti ini merupakan ciri khas bagi para pemakan riba sama seperti orang-orang gila. Mufassir lain yang menyebutkan illustrasi ini berkenan dengan kehidupan hari kiamat adalah Imam alMawardi (w. 450 H). Menurutnya terdapat dua pendapat dalam memahami illustrasi ini. Pertama, kondisi mereka tertatih-tatih bagai-kan orang mabuk karena meminum khamar. Diidentikkan dengan setan karena mereka mematuhinya ketika dalam keadaan mabuk. Kedua, kondisi mereka bagaikan orang-orang yang dirasuki oleh setan ketika di dunia (gila). Demikian juga pendapat yang dikemukakan oleh al-Khazin (w. 741 H) bahwa penggalan ayat di atas menunjukkan kondisi orang-orang yang memakan riba ketika mereka dibangkitkan pada hari kiamat. Mereka bagaikan orang-orang yang terkena penyakit sawan yang tidak dapat bergerak secara benar karena hasil dari riba masuk ke dalam perut mereka sehingga membuatnya berat dan karena itu, mereka tidak sanggup bergerak dengan cepat. Meskipun kebanyakan para mufassir memandang illustrasi ayat di atas tentang kondisi mereka (pemakan riba) pada hari kiamat namun illustrasi dimaksud masih dapat dipahami dalam konteks kehidupan duniawi. Para pemakan riba bagaikan orang yang dirasuki setan sehingga tidak peduli jika tindakannya dapat merugikan orang lain. Perasaan mereka menjadi sirna sehingga sedikitpun tidak ada rasa belas kasihan di dalam diri mereka kepada pihak yang meminjam. Sama halnya dengan orang mabuk atau orang gila yang tidak dapat membedakan antara perbuatan baik dan buruk. Pada prinsipnya mereka dalam keadaan tidak sadar sehingga akal dan perasaannya telah tertutup. Faktor yang membuat mereka seperti ini karena menurut-kan persepsi sendiri bahwa jual beli sama dengan riba. Padahal, keuntungan di dalam perniagaan, penjualan dan pembelian dihalalkan oleh Allah sedangkan penambahan hutang yang dilakukan oleh pemilik harta karena perpanjangan waktu diharamkan-Nya. � Penulis adalah Dosen Fak. Tarbiyah IAIN Sumatera Utara, Pengurus el-Misyka Circle dan Anggota Tim Penulis Tafsir UTS .

Bahaya Aliran Sesat Terhadap Lemahnya Hadis Idza Mata Al-Insan, Inqatha’a… Eksistensi Umat Islam Oleh Muhammad Arif Fadhillah Lubis, SHI, MSI A Oleh Sugeng Wanto, MA

A

llah SWT berfirman: “Yaitu orang-orang yang memecah belah agama mereka dan mereka menjadi beberapa golongan. Tiap-tiap golongan merasa bangga dengan apa yang ada pada diri golongan mereka.” (QS. Ar-Rum (30) ayat 32). Eksistensi umat Islam saat sekarang ini tidak hanya terganggu dengan isu terorisme, isu pemurtadan, isu SARA tapi juga isu aliran sesat. Ternyata, perkembangan aliranaliran sesat sudah sampai pada titik yang sangat mengkhawatirkan. Sangat memprihatinkan, di saat umat Islam sedang menyusun sebuah strategi membangun peradabannya kembali agar benar-benar menjadi “khaira ummah=ummat yang terbaik”, bermunculan paham-paham atau aliran-aliran yang menyimpang. Sebut saja, ada alQiyadah al-Islamiyah pimpinan Ahmad Musaddeq. Jamaah Ahmadiyah Indonesia (JAI), Darul Arqam, Darul Hadits/LDII, Salamullah, Lia Eden (Kerajaan Tuhan), Gus Roy (sholat dua bahasa), Alquran suci dan lain-lain. Bahkan di Sumatera Utara khususnya juga banyak berkembang, sebut saja seperti Soul Training, Singo Pranoto dan lain-lain. Belakangan dihebohkan banyak sekali anakanak muda yang menghilang, membohongi orangtua bahkan tidak kenal lagi dengan keluarganya karena sudah dicuci otaknya (brain washing) oleh para kader NII (Negara Islam Indonesia). Mengapa kondisi seperti ini kerap kali terjadi di negeri yang mayoritas muslim ini?. Latar Belakang Ada beberapa hal yang dapat kita soroti berkaitan dengan latar belakang kemunculan paham-paham yang menyimpang di negeri ini, antara lain: Pertama, keimanan. Iman yang lemah mempermudah jalan bagi seseorang untuk menyimpang dari ajaran Islam. Kelemahan iman ini ditandai dengan ketidak patuhan terhadap perintah-Nya dan selalu memperbuat apa yang dilarang-Nya. Kedua, Pendidikan. Rendahnya pendidikan agama menjadi faktor penting merebaknya aliran sesat. Mereka cenderung tidak mengkaji dan menganalisis secara mendalam tetapi lebih banyak taqlid buta terhadap doktrin-doktrin yang menyimpang tetapi mampu mereka yakini. Sebagai contoh: ketika di Indonesia terus dilanda bencana di antara mereka meyakini bahwa menanam lemang (sejenis makanan yang terbuat dari pulut) di depan rumah masing-masing dapat menyelamatkan mereka dari bencana. Ketiga, Ekonomi. Masalah ekonomi juga selalu menjadi alasan mengikuti aliran sesat. Biasanya, pahampaham yang menyimpang dari aqidah Islam ini ditopang oleh kekuatan asing yang didanai sepenuhnya oleh kekuatan asing tersebut. Keempat, Misionaris. Upaya pemurtadan umat Islam kerapkali dilakukan dengan berbagai cara. Banyak celah kele-mahan umat Islam yang selalu dimanfaatkan oleh mereka. Seperti: bantuan kemanusiaan bagi umat Islam yang terkena bencana, kemiskinan umat Islam, rapuhnya persatuan umat Islam. Biasanya para misionaris ini mengatasnamakan LSM yang sangat menjamur di Indonesia. Para misionaris ini sangat berperan sekali dalam membantu perjuangan “pecah-belah” umat Islam. Politik “pecah-belah” yang dikembangkan oleh musuh-musuh Islam ini menjadikan tumbuh suburnya aliran-aliran yang menyimpang di negeri ini. Kelima, Egoisme Keilmuan. Merasa mampu untuk

berijtihad padahal tidak mampu, akhirnya menafsirkan Alquran sesuka hatinya saja, ini juga faktor kemunculan paham sesat. Maka, tidak jarang tokoh yang sesat lagi menyesatkan justru berasal dari kalangan yang mengaku terpelajar dan juga sekolah di agama. Keenam, Sosial-Budaya. Latar be-lakang ini juga harus menjadi sorotan kita semua khususnya Majlis Ulama Indonesia (MUI). Banyak aroma klenik yang masih berkembang karena dibalut dengan adat dan tradisi. Seperti: jamu tanah, sesajian, jamu laut dan lain-lain. Strategi Umat Islam Umat Islam harusbisa berkaca pada masa Abu Bakar ash-Shiddieq menjadi khalifah, tugas utama yang diselesaikannya terlebih dahulu adalah menumpas orang-orang yang enggan membayar zakat, nabi palsu, murtad dan lain-lain. Untuk itu, ada beberapa hal yang harus dilakukan umat Islam dalam “memerangi” aliran yang sesat lagi menyesatkan, antara lain adalah: Pertama, memantapkan keyakinan tauhid dengan optimalisasi cinta kepada Allah dan Rasulullah Muhammad SAW. Kedua, mempelajari ajaran Islam dengan methode yang benar. Paling tidak, cirikhasnya adalah: langsung dari sumbernya, yaitu Alquran dan Hadits, belajar dengan guru yang layak (capable) baik kualitas keilmuannya dan juga kualitas keimanannya, memiliki wawasan yang terbuka sehingga mampu membedakan mana persoalan yang memasuki wilayah debatable (khilafiyah/furu’iyah) dan mana yang undebatable (ushul/aqidah), belajar berdasarkan ilmu (objektivitas) bukan didasarkan kepada fanatisme buta (subjektivitas), mempelajari Islam secara Kaaffah (paripurna), meluruskan orientasi dalam belajar, terbuka untuk menerima kritikan, dan lain-lain. Ketiga, memasuki Islam secara kaaffah (jadilah muslim yang sebenarnya/hakiki). Artinya, totalitas dalam mengamalkan ajaran Islam. Keempat, menyiapkan generasi kita dengan bekal pendidikan agama baik lewat pendidikan formal maupun non-formal. Pendidikan agama tidak hanya bermakna “lembaga Pendidikan Islam” secara formal tetapi pembinaan generasi rabbani (generasi beriman dan bertaqwa) secara berkesinambungan baik di sekolah, keluarga dan juga lingkungannya. Kelima, meningkatkan kewaspadaan terhadap skenario pecah belah umat Islam oleh musuh-musuh Islam. Jangan mudah diadu domba dan terbujuk rayu hanya karena ditawarkan kekuasaan, kekayaan dan lain-lain. Keenam, peningkatan kualitas ukhuwwah Islamiyah dengan menanamkan kebersamaan, menjalin komunikasi, sharing informasi, meningkatkan quantum keperdulian. Ketujuh, optimalisasi peran lembaga keumatan, khususnya MUI dalam menyikapi berbagai persoalan keumatan yang semakin berkembang. Untuk itu, pemerintah harus lebih memberdayakan MUI dan mendukung program-programnya. MUI tidak bisa berbuat banyak dengan fatwanya, tetapi pemerintah bisa menguatkannya melalui peraturan perundang-undangan. Kedelapan, umat Islam harus mampu mempressing pemerintah dalam meminimalisir bahkan menghilangkan Aliran Sesat. Wallahu a’lamu. � Penulis adalah Dosen/Kepala Laboratorium Tafsir Hadis Fak. Ushuluddin IAIN-SU dan Anggota Komisi Ukhuwwah dan Kerukunan MUI Provinsi SU.

pabila seorang meninggal dunia, maka terputuslah darinya amalnya kecuali tiga hal, yaitu sedekah jariah, atau ilmu yang diambil manfaatnya, atau anak saleh yang mendoakannya.” Hadis di atas merupakan hadis yang sangat umum dan khususnya di Sumatera Utara sering dipakai oleh para da’i dalam berdakwah. Hadis tersebut diriwayatkan oleh Imam Bukhari di dalam Kitab Al-Adab AlMufrad, juga oleh Imam Muslim, Abu Dawud, Al-Tirmidzi, Al-Nasai, Imam Ahmad dan dimuat juga oleh Imam Jalaluddin As-Suyuti dalam Jami’us Shaghir. Kandungan redaksi atau isi (matan) hadis di atas membatasi kepada tiga (3) hal yakni sedekah jariah, ilmu yang diambil manfaatnya dan anak saleh yang mendoakannya, yang amal atau tepatnya pahala amal yang sampai kepada umat muslim yang telah wafat. Dari kandungan hadis tersebut, tersurat bahwa hanya doa anak yang saleh yang mampu atau bisa bermanfaat bagi umat Islam setelah kepergiannya dari alam dunia ini alias setelah ia meninggal dunia. Adapun doa selain anak saleh tidaklah bisa diterima. Selanjutnya amalan atau pahala amal lain yang berguna setelah kematian kita adalah sedekah jariah dan ilmu yang bermanfaat dari pada yang pernah kita lakukan. Selain ketiga amal itu, dari kandungan hadis tersebut tidaklah dapat membantu kita setelah kepergian abadi kita dari bumi ini. Itu pulalah alasan umat Islam di sebagian daerah tanpa terkecuali di daerah asal penulis, Langkat, ada sebagian umat yang tidak mau mendoakan termasuk menshalatkan jenazah umat Islam yang wafat dengan alasan kandungan hadis di atas. Terkait hadis itu, ingatan pun kembali pada sosok dosen penulis ketika menguji skripsi penulis di Universitas Cokroaminoto Yogyakarta, yakni Drs. Dahwan yang merupakan Sekretaris Majlis Tarjih Muhammadiyah Pusat, yang kala itu mengapresiasi skripsi penulis yang sedikit mengkritik hadis tersebut. Adapun penulis sendiri terinspirasi dari paparan KH. Dr. Sumedi Farhani yang telah bertahun-tahun menjadi pengasuh penulis di Pesantren Mahasiswa An-Nahal Yogyakarta. Menurut Dr. Sumedi yang juga merupakan dosen di Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta bahwa hadis di atas oleh Jalaluddin As-Suyuti tergolong sebagai hadis dha’if (lemah). Dalam kitab hadisnya, Jami’us Shaghir, Jalaluddin As-Suyuti berabad-abad lalu telah mendha’ifkan hadis tersebut. Jika kita perdalami dengan mentakhrij hadis yang penggalan redaksi Arabnya“Idza mata Al-Insan, Inqatha’a…” tersebut, maka katego-

ri penilaian Imam Jalaluddin AsSuyuti tidaklah salah. Oleh Imam Bukhari, hadis tersebut diperoleh dari Abu Al-Rabi’ dari Isma’il bin Ja’far yang diberitahu oleh Al-‘Ala dari bapaknya (yakni ‘Abd al-Rahman) yang bersumber dari Abu Hurairah. Demikianlah setidaknya rangkaian perawi hadis tersebut. Jika kita teliti sanad (yakni jalan yang menyampaikan kita pada matan (isi) hadis atau rentetan para rawi yang menyampaikan matan hadis) sebagai langkah awal untuk mengetahui apakah perlu mencurigai matan (isi) hadis atau kemungkinan untuk menerimanya. Maka didapatlah bahwa diantara beberapa perawi hadis tersebut oleh Imam Al-Dzahabiy dalam Kitab Mizan Al-I’tidal dinilai cacat. Perawi yang dicacatkan oleh Imam Al-Dzahabiy adalah Al-‘Ala, karena dinilai dha’if oleh Yahya, hadisnya tidak bisa dijadikan hujjah menurut penilaian Yahya bin Ma’in, dan juga tidak kuat oleh Ibn ‘Adiy. Selain itu, Abd Al-Rahman, bapak Al-‘Ala (yang bernama lengkap ‘Abd Al-Rahman bin Ibrahim AlQashsh) oleh Al-Daraquthni dinilai lemah atau didha’ifkannya, bahkan Al-Nasai menilai Abd Al-Rahman tidak kuat (hapalannya). Demikian diungkapkan oleh Syams Al-Din Muhammad bin Ahmad bin Utsman Al-Dzahabiy dalam Mizan Al-I’tidal. Dari penelitian sanad hadis tersebut dapatlah disimpulkan bahwa hadis “Apabila seorang meninggal dunia, maka terputuslah darinya amalnya kecuali tiga hal, yaitu sedekah jariah, atau ilmu yang diambil manfaatnya, atau anak saleh yang mendoakannya,” ditinjau dari segi kualitas sanadnya adalah dha’if atau lemah. Dengan demikian tidaklah dapat dijadikan dalil atau pedoman beramal. Lebih jauh, dari segi matan (isi) kandungan hadis yang membatasi pada tiga (3) amal tersebut lebihlebih terkait hanya doa anak saleh yang mampu memberi manfaat

bagi kita pasca kematian juga bertentangan dengan ayat Alquran dan hadis sahih. Hadis tersebut bertentangan dengan ayat ke-19 surah Muhammad (47) yang menganjurkan untuk melakukan istighfar kepada Allah bagi umat Islam yang beriman termasuk yang telah meninggal dunia. Demikian redaksi ayat tersebut, “Maka ketahuilah, bahwa sesungguhnya tidak ada Ilah (sesembahan, tuhan) selain Allah dan mohonlah ampunan bagi dosamu dan bagi (dosa) orang-orang mukmin, laki-laki dan perempuan. Dan Allah mengetahui tempat kamu berusaha dan tempat kamu tinggal.” Ayat ini mengandung 2 kewajiban yang harus dilakukan oleh manusia, yakni (1) kewajiban mengetahui bahwa tiada sesembahan selain Allah, dan (2) kewajiban memohonkan ampunan bagi dosa diri sendiri dan dosa-dosa orang-orang yang beriman lainnya. Matan (isi) hadis tersebut juga bertentangan dengan ayat ke-10 surah Al-Hasyr (59) yang juga menjadi penafsir bagi ayat terdahulu (ayat ke-19 surah Muhammad/47 di atas). Pada ayat ini Allah mengajarkan bagaimana cara memohonkan ampunan untuk orang lain, tidak terbatas pada orang tua kandung saja, melainkan juga untuk umat Islam lainnya termasuk orang tua yang lainnya. Ayat tersebut redaksinya adalah, “Dan orang-orang yang datang sesudah mereka mengatakan: “Ya Rabb kami, beri ampunlah kami dan saudara-saudara kami yang telah beriman lebih dulu dari kami, dan janganlah Engkau membiarkan kedengkian dalam hati kami terhadap orang-orang yang beriman; Ya Rabb kami, Sesungguhnya Engkau Maha Penyantun lagi Maha Penyayang.” Saudarasaudara kami yang dimaksudkan adalah saudara-saudara seiman, bukan hanya saudara kandung (yang seiman). Lebih dari itu, kandungan hadis di atas berseberangan dengan hadishadis sahih Rasulullah SAW lainnya. Diantaranya adalah bertentangan dengan hadis fi’liyah Rasulullah SAW dalam menshalatkan Jenazah. Jika hadis di atas diterima, maka tidak ada artinya menyalatkan jenazah yang bukan orang tuanya, padahal Rasulullah SAW menyalatkan jenazah sahabat-sahabatnya dan menyalatkan jenazah seorang muslim masih terus menjadi kebiasaan hingga sekarang. Akhirnya dari tinjauan sanad dan maupun pemeriksaan terhadap matannya berdasarkan atas komentar para pakar hadis dan ayatayat Alquran juga hadis sahih serta

logika akal sehat manusia dapatlah disimpulkan pengkategorian Imam Jalaluddin As-Suyuti terhadap hadis di atas sudahlah tepat. Dengan demikian hadis tersebut jelas dan nyata merupakan hadis dha’if atau lemah yang tidak bisa dijadikan landasan dalam beramal. Untuk itu seyogyanya hadis tersebut tidak lagi dijadikan pegangan dalam berdakwah yang akhirnya mengakibatkan umat menjadi salah jalan. Penulis lebih menganjurkan agar hadis yang dipakai terkait tiga (3) hal itu adalah hadis yang redaksinya berikut ini, “Sebaik-baik peninggalan yang ditinggalkan manusia setelah (meninggal dunia) adalah tiga, (yaitu) anak saleh yang berdoa untuknya, sedekah jariah yang pahalanya sampai kepadanya, dan ilmu yang diambil manfaatnya sesudah (meninggal)nya.” Hadis tersebut diriwayatkan oleh Ibnu Majah dan Ibnu Hibban dari Abu Qatadah, juga dimuat dan disahihkan oleh Imam Jalaluddin As-Suyuti dalam Jami’us Shaghir. Kandungan hadis ini tidak membatasi pada tiga hal amalan saja seperti hadis sebelumnya di atas. Hadis ini mengungkapkan bahwa 3 amalan tersebut merupakan sebaikbaik amalan yang ditinggalkan, namun tidak membatasi apalagi menafikan ada amalan-amalan lain yang bisa juga bermanfaat bagi kita setelah meninggal dunia seperti doa dari kaum muslimin lainnya yang bukan dari keluarga sedarah. Akhirnya secara substansi tiga perkara (3) yaitu anak saleh yang berdoa untuk orang tuanya, sedekah jariah yang pahalanya sampai kepadanya, dan ilmu yang diambil manfaatnya sesudah (meninggal)nya, merupakan amalan yang pahalanya sampai pada umat Islam yang telah meninggal dunia sebagaimana hadis shahih riwayat Ibnu Majah dan Ibnu Hibban dari Abu Qatadah dan merupakan sebaik-baik peninggalan. Namun hanya membatasi pada 3 amalan tersebut saja apa lagi mengklaim hanya doa anak saleh saja yang bisa bermanfaat sedangkan doa-doa dari umat Islam lainnya tidak diterima, sebagai mana isi hadis yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari di atas merupakan kesalahan yang nyata dan tidak bisa dijadikan dasar beramal, sebagaimana dha’ifnya hadis “Apabila seorang meninggal dunia, maka terputuslah darinya amalnya kecuali tiga hal, yaitu sedekah jariah, atau ilmu yang diambil manfaatnya, atau anak saleh yang mendoakannya.” Semoga bermanfaat! Wa Allahu a’lam bi as-Sawab. � Penulis adalah Dosen di Politeknik Negeri Medan, alumnus Program Studi Magister Studi Islam konsentrasi Islamic Research Universitas Islam Indonesia Yogyakarta .


Mimbar Jumat

C6 S

Gila Yang Sebenarnya

ecara umum, psikologi membagi jiwa manusia dalam dua kategori, yaitu waras (normal) dan gila. Orang yang normal dalam pandangan psikologi adalah orang yang akalnya masih lurus. Sedangkan orang yang gila adalah orang yang akalnya sudah terganggu, biasanya ditandai dengan bicaranya ngawur dan perbuatannya pun sulit diramalkan, sehingga mereka ditempatkan di rumah sakit jiwa. Lalu bagaimanakah pandangan Islam tentang orang gila? Dalam satu riwayat diceritakan: Nabi Muhammad Saw melihat sahabat sedang berkumpul, Lalu Rasul bertanya “Apa yang menyebabkan kalian berkumpul?”, Sahabat menjawab, ‘ya Rasulullah Ada orang gila yang sedang mengamuk’. Mendengar jawaban ini Rasulullah pun bersabda “Orang itu sebenarnya bukan gila, akan tetapi ia sedang mendapat musibah. Tahukan kalian siapa orang yang benar-benar gila? Orang yang gila ialah orang yang berjalan dimuka bumi ini dengan sombong (memandang orang lain dengan pandangan yang merendahkan)”. Rupanya dalam pandangan Nabi kita, orang gila adalah orang yang masih punya akal, tetapi akalnya tidak dapat menerangi perilakunya dengan kata lain akalnya sudah dikuasai oleh hawa nafsunya sehingga menjadi manusia yang sombong. Sedangkan orang yang kita anggap gila selama ini ternyata orang yang sedang ditimpa musibah oleh Allah SWT. Sombong Menurut Konsep Islam Ketika kita ditanya, “siapakah orang yang dikatakan sombong?” Maka sebagai warga Indonesia yang memiliki ciri khas ramah, dan penuh basa-basi (dalam bahasa ilmu Komunikasi disebut dengan High context communication), tentu kita akan menjawab bahwa orang yang sombong adalah orang yang tidak tersenyum ketika berpapasan, tidak bertanya kabar ketika bertemu dan orang yang banyak diam. Anggapan ini sah-sah saja kita berikan. Namun sebagai orang Islam yang mengikuti nabi Muhammad Saw hendaklah kita merujuk kepada Beliau dalam segala hal termasuk dalam mendefenisikan kesombongan. Untuk melihat apakah orang sombong itu, perhatikan Hadis Rasulullah Saw berikut: “Dari ‘Abdullah ibnu Mas’ud Radhiyallahu Ta’ala ‘anhu berkata: bersabda Rasulullah Saw: “Tidak akan masuk surga orang-orang

Oleh Junaidi

yang di dalam hatinya ada kesombongan, walaupun sekecil biji dzarah”. Kemudian berkata se-orang laki-laki: ”Sesungguhnya ada seseorang yang menyukai supaya bajunya bagus dan sandalnya bagus.” (maksud lelaki ini mempertanyakan apakah yang demikian termasuk sombong). Maka bersabda Nabi Saw: “Sesungguhnya Allah Ta’ala Maha Indah dan mencintai keindahan. Yang sombong itu adalah menentang (menolak) kebenaran serta merendahkan manusia.” (Dikeluarkan oleh Al-Imam Muslim Rahimahullahu Ta’ala). Menurut Rasulullah Saw dalam hadits tersebut, Ada dua kriteria manusia bisa dikatakan sombong. Pertama: Menentang/menolak Kebenaran. Orang yang menolak kebenaran biasanya dikarenakan penglihatan, pendengaran dan hatinya ditutup oleh Allah, Sehingga semua nasehat dan masukan yang diberikan padanya tidak ada manfaatnya dan pada akhirnya dia tidak akan berubah. Allah memberi label kepada orang yang tidak mau berubah ketika diberi dakwah dengan label Kafir, sebagaimana yang dijelaskan Allah dalam surat Al-Baqarah ayat 6. Orang yang menolak kebenaran betapapun dia suka tersenyum, ramah dan mudah bergaul tetap dianggap sebagai orang yang sombong. Seseorang bersikap menentang atau menolak kebenaran karena beranggapan bahwa perbuatan yang selama ini dilakukan adalah sudah menjadi tradisi atau kebiasaan. Hal ini karena secara psikologis manusia menganggap bahwa sesuatu yang sudah biasa merupakan sesuatuyang benar, sehingga sangat sulit merubahnya. Sebagai contoh, susahnya melarang masyarakat menyalakan petasan ketika masuk bulan Ra-

madhan adalah satu bukti bahwa susahnya merubah tradisi atau kebiasaan. Kedua: Merendahkan/Spele pada orang lain. Seseorang bisa cenderung merendahkan dan spele terhadap orang lain disebabkan satu kondisi hati yang ta’jub pada diri sendiri. Merasa hebat karena bisa memberi, merasa pandai karena sarjana, dan merasa taat karena dia seorang ustadz. Dalam buku yang berjudul: “Kaifa Nataqabbal an- Naas wa Natajannab ‘Idzaahum” yang ditulis oleh ‘Abidah Fudhail AlMu’ayyad Al-‘Azhm disebutkan bahwa ada empat penyebab yang membuat manusia gemar atau cenderung untuk mencari-cari kesalahan dan menyepelekan orang lain. Pertama, Kita menganggap diri kita tidak memiliki aib dan menyepelekan kesalahan kita (sifat ini biasanya hinggap pada orang-orang yang rajin beribadah dan merasa soleh). Kedua, Kita berkeyakinan bahwa akal kita paling bermutu dan kebijakan kita selalu paling benar, (sifat ini biasanya hinggap pada orang-orang terdidik seperti Profesor, Doktor, Magister atau Sarjana). Ketiga, Kita menganggap diri kita paling baik karena pemberian kita, (sifat ini biasanya hinggap pada orang-orang yang kaya). dan keempat, Kita menganggap pribadi kita sempurna, suci, dan paling pantas dengan setiap kebaikan.” Kesombongan bisa muncul dalam jiwa seseorang dikarenakan adanya konsep jiwa negatif. Dengan konsep jiwa negatif biasanya seseorang akan merasa dirinya hebat sehingga merendahkan orang lain. Dalam buku Psikologi Komunikasi yang ditulis oleh Jalaluddin Rakhmat disebutkan ada empat ciri konsep jiwa negatif, yaitu: Pertama: Peka Terhadap Kritik. Orang yang peka terhadap kritikan biasanya mudah marah atau naik pitam ketika mendapat kritikan. Ia menganggap setiap kritik yang diberikan adalah sebagai usaha untuk menjatuhkan harga dirinya. Orang ini cenderung membela dirinya dengan cara mempertahankan pendapatnya dengan logika yang keliru walaupun sebenarnya dia sadar bahwa dirinya salah. Kedua: Responsif Terhadap Pujian. Untuk orang seperti ini, segala “embel-embel” yang bertujuan menaikkan harga dirinya

selalu menjadi perhatiannya, baik “embel-embel” akademik (Diploma, Sarjana, Master, Doktor dll) maupun “embel-embel” ibadah (Haji). Oleh sebab itu, biasanya Ia marah ketika orang lupa mencantumkan gelar haji di depan na-manya, atau selalu memakai gelar akademiknya dalam forum-forum yang tidak ada kaitannya dengan kegiatan akademik. Sebenarnya tidak berdosa menggunakan gelar haji atau gelar sarjana karena memang tidak ada larangan dan tidak bertentangan dengan Alquran dan Hadits. Tetapi pantaskah kita ma-rah ketika orang lupa menyebutkannya? Ketiga: Hiperkritis terhadap orang lain. Orang yang hiperkritik dapat ditandai dengan selalu mengeluh, mencela dan meremeh-kan apapun dan siapapun. Dia tidak mau mengungkapkan perghargaan dan mengakui kelebihan yang dimiliki orang lain. Dalam pandangan dirinya dialah yang paling sempurna, paling baik akalnya, paling benar prilakunya dan lain-lain. Sehingga ia cenderung mencari kelemahan orang untuk dijadikan bahan kritikan. Keempat: Bersikap Pesimis Terhadap Kompetisi. Orang seperti ini biasanya enggan untuk bersaing. Ia menganggap teman-teman yang ada disekitarnya merupakan pesaing hidupnya yang harus disingkirkan, sehingga ketika mendapat informasi apapun ia akan menyembunyikannya dari teman-temannya. Seandainya terpaksa harus berkompetisi maka berlaku curang, karena ia beranggapan orang lain merupakan penghalang rezekinya. Ketika mendapat kegagalan maka ia akan menyalahkan oang lain dan terakhir ia pun akan menyalahkan Tuhan. Penutup Ketika empat konsep jiwa negatif di atas ada pada diri kita berarti sudah ada bibit-bibit kesombongan yang harus diwaspadai. Agar kita terhindar dari kesombongan, langkah awal yang harus dilakukan adalah merubah jiwa dari yang negatif ke arah jiwa yang lebih positif. Dengan demikian kita bisa menjadi orang yang benar-benar normal dalam pandangan Allah dan Rasul-Nya. Orang sombong di samping menjadi orang gila dalam artian yang sebenarnya, Allah juga tidak mengi-zinkan orang tesebut masuk ke dalam surga sebagaimana Hadits riwayat Muslim di atas. Wallahu A’lam. � Penulis adalah Wakil Ketua Mejelis Pustaka dan Informasi PWM-SU. Dosen UMSU dan Dosen Fakultas Ushuluddin IAINSumatera Utara.

Poligami Dalam Hukum Perkawinan (Islam)

M

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

embicarakan poligami seakan tidak ada habishabisnya. Kenapa? Walaupun mendapat penentangan akan tetapi praktik poligami akan terus berlangsung hingga akhir masa, karena memang sudah berlangsung sejak awal peradaban umat manusia. Justru pada masa lalu poligami mencapai puluhan orang dijadikan sebagai gundik atau selir, sehingga kedudukan wanita amatlah hina, bagai pemuas hawa nafsu lelaki semata. Untuk menolak poligami dari sudut peraturan perundang-undangan atau hukum, akan percuma saja toh poligami akan tetap

Oleh: Hj. Erma S. Tarigan berlangsung bahkan apabila tidak diakomodir oleh hukum dikhawatirkan praktik poligami semakin menghinakan/merendahkan martabat perempuan. Oleh karenanya lebih baik rasanya membahas dan mendiskusikannya secara terbuka daripada mendiamkannya namun praktiknya terus berlangsung dengan caracara tidak terhormat, dan melecehkan martabat perempuan. Dari sudut pandang hukum perkawinan Islam, sudah jelas

Konsultasi Al-Quran Ikatan Persaudaraan Qari-Qariah & Hafizh Hafizah (IPQAH Kota Medan) KONSULTASI AL-QURAN adalah tanya jawab sekitar Al-Quran, yang meliputi: tajwid, fashohah, menghafal Al-Quran, Ghina (lagu) Al-Quran, Hukum dan ulumul Al-Quran. Kontak person. 08126387967 (Drs. Abdul Wahid), 081396217956 (H.Yusdarli Amar), 08126395413 (H. Ismail Hasyim, MA) 0819860172 (Mustafa Kamal Rokan).

Assalamu’alaikum Wr.Wb. Al-Ustadz, saya ada hafal beberapa surat-surat Al-qur’an. Manakah lebih utama membaca secara hafalan atau membaca dengan memakai buku atau mushaf Qur’an? . dari Ahmad Musiddik di Tebing Tinggi Jawab: Terimakasih atas pertanyaannya. Sepengetahuan kami ada tiga pendapat masalah mana yang lebih utama membaca hafalan atau membaca dengan mushaf, yaitu : Pertama: Membaca dengan melihat mushaf lebih utama dari membaca secara hafalan. Pendapat ini adalah pendapat Imam Ghazali dan Qodhi Husein. Alasannya adalah karena melihat mushaf juga adalah ibadah, karena itu lebih utama mengumpulkan bacaan dengan melihat sekaligus, lagi pula dengan melihat mushaf hati lebih bisa khusuk dan dapat menghayati makna dari Al-qur’an sekaligus menjaga dari berbagai macam kesalahan. Ditambah lagi membawa mushaf adalah ibadah, mencium mushaf ketika awal membaca adalah juga ibadah dan sebagainya. Kedua: Membaca secara hafalan lebih utama dari membaca dengan mushaf. Pendapat ini dari Abu Muhammad ibnu Abdissalam. Beliau mendasarkan pendapatnya dengan menyatakan bahwa kata “Liyaddabbaru” pada surat shod ayat 29, maknanya “memikirkan ayatayatnya”, membaca dengan melihat mushaf selalu menafikan maknamaknanya, sedang membaca secara hafalan lebih mendatangkan khusuk. Ketiga: Tidak dapat ditentukan mana yang lebih afdhol, yang penting mana yang lebih mampu mendatangkan khusuk dan tadabbar maka itulah yang lebih utama. Jika membaca hafalan lebih mendatangkan khusuk dan tadabbur, maka itulah yang lebih utama, tetapi jika dengan membaca mushaf yang lebih mendatang khusuk dan mampu bertadabbur, maka membaca dengan mushaf adalah lebih utama. Kalau sama saja baginya, membaca dengan melihat atau dengan menghafal, bagaimana? Kalau sama, maka membaca dengan mushaf lebih utama. Imam Nawawi berkata: “ Kalau sama pencapaian khusuk dan tadabbur baginya baik dengan membaca melihat atau manghafal, maka lebih utama dengan melihat mushaf, karena memandang mushaf adalah ibadah, membawanya dengan hormat adalah ibadah, membawa mushaf hendaklah berwudhuk, wudhuk juga ibadah dan sebagainya yang mendahului perbuatan memegang mushaf adalah ibadah, maka semua itu menambah keutamaan”. Abdullah Qori Ibnu Haj Sholih, Ilmu Tajwid, Klantan, Malaysia hal 182 -184). Wallahu A’lam. Al-Ustadz H. Ismail Hasyim, MA

poligami dibolehkan, akan tetapi bagi yang sanggup. Artinya jika tidak memiliki kesanggupan untuk berlaku adil dan sanggup dalam banyak hal terutama ekonomi maka lebih baik jangan coba-coba mendekati poligami, karena memiliki satu istri saja dewasa ini semakin sulit membiayainya dikarenakan semakin tingginya biaya hidup. Pembolehan berpoligami menurut ajaran Islam, pun sudah diakomodir di dalam UndangUndang Perkawinan (UU No. 1 Tahun 1974) (bagi non muslim) dengan tata cara, persyaratan yang amat ketat. Ajaran Islam bukannya menganjurkan atau memudahkan terjadinya poligami, akan tetapi hanya membolehkan saja, namun dengan syarat-syarat yang berat. Jika kita mengkaji pembolehan berpoligami di dalam Al Quran, dikarenakan Allah Swt sangat sangat mengetahui kelakuan hambaNya. Apabila dilarang secara paku mati toh akan dilanggar juga, bahkan sangat berdampak buruk bagi kaum perempuan dan anak-anak yang lahir dalam perkawinan itu karena statusnya tidak jelas. Ada sebuah kasus, seorang rekan yang berprofesi sebagai praktisi hukum menceritakan, ada sebuah keluarga pasangan suamiistri sama-sama bekerja dan memiliki karir yang bagus. Akan tetapi si istri ditugaskan di luar kota yang cukup jauh, sehingga berpisah dengan suami dan anak-anaknya. Oleh karena tidak dapat sering bertemu maka mereka membagi dua anak, sebagian ikut suami sebagian ikut istri. Memang perkawinan mereka masih berlangsung langgeng hingga hari ini. Namun bagaimana pemenuhan kebutuhan biologis pasangan ini, khususnya si suami, bukankah perpisahan tempat itu membuka peluang untuk terjadinya perseling-

kuhan, dan poligami diamdiam atau di bawah tangan? Dan, jika si suami ingin berpoligami, istrinya tidak mungkin memberi izin secara tertulis sebagaimana prosedur hukumnya yakni melalui penetapan pengadilan agama. Maka si pria kemungkinan melakukan poligami secara diam-diam, perkawinan yang disembunyikan, dan bagaimana setelah lahir anak-anak dalam perkawinan ini, bagaimana status hukumnya, menjadi anak ibu? Dan, bagaimana pula jika si suami mengambil jalan pintas, berzina? Tentu lebih runyam akhirnya. Jadi banyak rumah tangga yang membuka peluang terjadinya poligami, termasuk kaum perempuan yang tidak mandiri akan memilih rela poligami daripada bercerai, atau jika suami dan istri berpisah tempat tinggal, atau suami amat sibuk ke berbagai tempat dan Negara, maka situasi dan kondisinya akan membuka peluang untuk memiliki istri lain. Nah, agar posisi kaum wanita dan anak-anak yang lahir terhormat maka ajaran Islam, membolehkan perkawinan kedua, ketiga dan hingga keempat. Atau, istri mengidap penyakit, maka kondisi ini juga membuka peluang untuk menambah istri, bukan? Islam sudah membuat garis yang tegas, pembolehan berpoligami adalah bagi yang sanggup saja, jika tidak sanggup maka satu istri saja sudahlah cukup. Pembatasan tersebut adalah untuk menghindari terjadinya kezaliman atau kekerasan di dalam rumah tangga. Perkawinan dalam Islam, menggariskan, kawin monogami sekalipun, apabila si pria tidak mempunyai kesanggupan untuk berbuat baik (ma’ruf) bagi istrinya, maka si laki-laki dilarang (haram) untuk kawin. Kesimpulannya, poligami hanyalah bagi orang yang sanggup saja. Tentu kita dapat ambil contoh kasus yang sedang dihadapi dai kondang Aa Gym, oleh karena merasa tidak sanggup maka saat ini terdaftar perkara cerai talaqnya di pengadilan agama. Perkawinan di dalam Islam jelas tuntunannya, suami sebagai pencari nafkah plus tanggungjawab terhadap orang tua dan saudara-saudaranya, yang tidak pernah putus, serta istri mengabdi pada suami, de-ngan cara menjaga kehormatan diri dan keluarga serta hartanya, dan menjadikan rumah ibarat taman surga agar terbentuk rumah tangga yang sakinah, mawaddah, warahmah. Indah bukan? � Penulis adalah wartawati Waspada di Medan.

Nabi SAW Senang Senda Gurau Tentang pergaulan Nabi Muhammad SAW dengan keluarganya yang sangat ramah juga diriwayatkan oleh Imam Ahmad dan Abu Daud dari Assa’ib bi Yazid. Bahkan, baginda senang bersenda gurau. Suatu hari, seorang wanita datang ke rumah Rasulullah maka baginda berkata kepada Aisyah r.anha, “Kenalkah kau dengan wanita itu?” Aisyah r.anha menjawab, “Tidak ya Rasulullah”. Nabi SAW berkata, “Ia seorang yang pandai menyanyi, sukakah engkau mendengarkan nyanyiannya?” tanya Rasulullah SAW lagi kepada Aisyah r.anha. Aisyah r.anha setuju, maka wanita itu pun menyanyi dengan bangganya. Perhatikanlah sikap manis baginda terhadap keluarganya, bukan isterinya Aisyah r.anha yang meminta agar wanita itu menyanyi, tapi baginda yang terlebih dahulu menawarkannya. Dalam kehidupan di rumah tangga Nabi SAW juga membantu bekerja, dan ikut serta dalam menyelesaikan urusan yang diperlukan oleh keluarganya. Demikian menurut riwayat Imam Bukhari ra. Dan bila duduk dengan isteri-isterinya, acapkali percakapan dan cerita yang kadangkadang diselingi senda dan gurauan, untuk menyenangkan hati mereka—keluarganya.. Pada suatu hari baginda duduk mendengarkan cerita Aisyah r.anha tentang kisah sebelas wanita yang berjanji dan bersumpah untuk bercerita hal-ihwal suaminya, dan tidak akan menyembunyikan apapun maka masing-msing mengisahkan hal-ihwal suaminya secara terus terang, tentunya dari yang baik dan buruk, sedang Nabi SAW mendengarkan cerita itu dengan penuh perhatian, sebagaimana yang diriwayatkan oleh Imam Bukhari dan Imam Muslim. (Dikutip dari kumpulan hadits shahih/sumber lain).

Mengelola Perbedaan “Dan orang-orang yang menerima (mematuhi) seruan Tuhannya dan mendirikan shalat, sedang urusan mereka diputuskan dengan musyawarah antara mereka; dan mereka menafkahkan sebagian rezeki yang Kami berikan kepada mereka.” (QS. Asy-syura: 36).

Oleh Fachrurrozy Pulungan

K

ata musyawarah terambil dari kata kerja ‘syawara’, dan memiliki beberapa makna, antara lain memeras madu dari sarang lebah, memelihara tubuh binatang ternak saat membelinya, menampilkan diri dalam perang. Dan makna yang dominan adalah meminta pendapat dan mencari kebenaran. Secara terminologis, musyawarah atau bahasa Indonesia lainnya adalah rapat bermakna “memunculkan pendapat-pendapat dari orangorang yang berkompeten untuk sampai pada kesimpulan yang paling te-pat.” (Nizhamul-Hukmi Fil-Islam, Dr. ‘Arif Khalil, hal. 236). Rasulullah Saw. menjadikan berjalannya musyawarah sebagai indikator kepemimpinan yang baik. Beliau bersabda, “Jika para pemimpin kalian adalah orang-orang terbaik, orang-orang kaya yang merupakan orang-orang yang paling dermawan, dan urusan kalian dimusyawarahkan di antara kalian, maka permukaan bumi lebih baik bagi kalian dari pada perut bumi. Dan jika para pemimpin kalian adalah orangorang paling buruk, orang-orang kaya merupakan orang-orang paling kikir, dan urusan kalian diserahkan kepada perempuan-perempuan kalian, maka perut bumi lebih baik bagi kalian ketimbang permukaannya.” (HR. At-Tirmidzi). Apa yang disabdakan Rasulullah Saw itu tidak lain mempertegas perintah Allah Swt, sebagaimana ayat pada mukaddimah di atas. Dari ayat itu, kita bisa memahami bahwa Islam telah memposisikan musyawarah pada tempat yang agung. Syari’at Islam yang lapang ini telah memberinya tempat yang besar dalam dasar-dasar tasyri’ (yurisprudensi). Ayat itu memandang sikap komitmen kepada hukum-hukum musyawarah dan menghiasi diri dengan adab-adab nya sebagai salah satu faktor pembentuk kepribadian seorang muslim, dan termasuk sifat-sifat mukmin sejati. Dan lebih menegaskan urgensi musyawarah. Ayat di atas menyebutkan secara berdampingan dengan satu ibadah fardhu ‘ain yang tidaklah Islam sempurna dan tidak pula iman lengkap kecuali dengan ibadah itu, yakni shalat, infak, dan menjauhi perbuatan keji. Bahkan untuk urusan keluarga pun, Allah Swt memerintahkan bermusyawarah, sebagaimana ayat berikut, “Maka jika mereka berdua ingin menyapih (sebelum dua tahun) dengan kerelaan keduanya dan permusyawaratan, maka tidak ada dosa atas keduanya.” QS. Al-Baqarah ayat 233. Apa yang harus kita lakukan seandainya tidak menyetujui hasil musyawarah yang kita ikuti dan bagaimana mengelola perbedaan dari ketidaksetujuan kita. Kenyataan seperti ini akan kita temukan dalam perjalanan dakwah dan pergerakan kita. Dan itu lumrah saja, karena, merupakan implikasi dari fakta yang lebih besar, yaitu adanya perbedaan pendapat yang menjadi ciri kehidupan majemuk. Di sinilah kita memperoleh pengalaman keikhlasan yang lain. Tunduk dan patuh pada sesuatu yang tidak kita setujui, agree in disagreement. Dan taat dalam ke-adaan terpaksa bukanlah pekerjaan mudah. Itulah cobaan keikhlasan yang paling berat di sepanjang jalan dakwah dan dalam keseluruhan pengalaman spiritual kita sebagai da’i. Banyak yang berguguran dari jalan dakwah, karena mereka gagal mengelola ketidak setujuannya terhadap hasil sebuah rapat atau musyawarah. Jadi, apa yang harus kita lakukan seandainya suatu saat kita menjalani pengalaman keikhlasan seperti itu? Pertama, marilah kita bertanya kembali kepada diri kita, apakah pendapat kita telah terbentuk melalui suatu upaya ilmiah seperti kajian perenungan, pengalaman lapangan yang mendalam sehingga kita punya landasan yang kuat untuk mempertahankannya. Kita harus membedakan secara ketat antara pendapat yang lahir dari proses ilmiah yang sistematis dengan pendapat yang sebenarnya merupakan sekedar lintasan pikiran yang muncul dalam benak kita selama musyawarah berlangsung. Seadainya pendapat kita hanya sekedar lintasan pikiran, sebaiknya hindari untuk berpendapat atau hanya untuk sekedar berbicara dalam musyawarah. Itu kebiasaan yang buruk dalam rapat. Namun, ngotot atas dasar lintasan pikiran adalah kebiasaan yang jauh lebih buruk. Tapi, seandainya pendapat kita terbangun melalui proses ilmiah yang intens dan sistematis, mari

kita belajar tawadhuk. Karena, kaidah yang diwariskan para ulama kepada kita mengatakan, seperti yang dikatakan al imam as Syafi’I rahimahullah ta’ala, “Pendapat saya adalah benar, tapi mungkin salah. Dan pendapat mereka memang salah, tapi mungkin benar.” Kedua, marilah kita bertanya secara jujur kepada diri kita sendiri, apakah pendapat yang kita bela itu merupakan kebenaran objektif atau sebenarnya ada obsesi jiwa lain di dalam diri kita, yang kita sadari atau tidak, mendorong kita untuk ngotot. Misalnya, ketika kita merasakan perbedaan pendapat sebagai suatu persaingan. Sehingga, ketika pendapat kita ditolak, kita merasakannya sebagai kekalahan. Jadi, yang kita bela adalah obsesi jiwa kita, bukan kebenaran objektif, walaupun —karena faktor setan, kita mengatakannya demikian. Bila yang kita bela memang obsesi jiwa, kita harus segera berhenti memenangkan gengsi dan hawa nafsu. Segeralah beristighfar dan bertaubat kepada Allah Swt dengan ucapan ‘astaghfirullahal ‘adzim alladzi lailaha illa huwal hayyal qoyyuma wa atubu ilaih’. Sebab, itu adalah jebakan setan yang boleh jadi akan mengantar kita kepada pembangkangan dan kemaksiatan. Tapi, seandainya yang kita bela adalah kebenaran objektif dan yakin bahwa kita terbebas dari segala bentuk obsesi jiwa semacam itu, kita harus yakin, musyawarah pun membela hal yang sama. Sebab, berlaku sabda Rasulullah Saw., “Umatku tidak akan pernah bersepakat atas suatu kesesatan.” Dengan begitu kita menjadi lega dan tidak perlu ngotot mempertahankan pendapat pribadi kita. Ketiga, seandainya kita tetap percaya bahwa pendapat kita lebih benar tetepi pendapat umum yang kemudian menjadi keputusan rapat lebih lemah atau bahkan pilihan yang salah, maka hendaklah kita percaya bahwa mempertahankan kesatuan dan keutuhan shaff jamaah dakwah jauh lebih utama dan lebih penting dari pada sekadar memenangkan sebuah pendapat yang boleh jadi memang lebih benar. Karena, berkah dan pertolongan hanya turun kepada jamaah yang bersatu padu dan utuh. Kesatuan dan keutuhan shaff jamaah bahkan jauh lebih penting dari kemenangan yang kita raih dalam peperangan. Seadainya kemudian pilihan dari hasil musyawarah itu memang terbukti salah, dengan kesatuan dan keutuhan shaff dakwah, Allah Swt dengan mudah akan mengurangi dampak negatif dari kesalahan itu. Baik dengan mengurangi tingkat resikonya atau menciptakan kesadaran kolektif yang baru yang mungkin tidak akan pernah tercapai tanpa pengalaman salah seperti itu. Mengubah jalan peristiwa kehidupan sehingga muncul situasi baru yang memungkinkan pilihan rapat itu ditinggalkan dengan cara yang logis, tepat waktu, dan tanpa resiko. Keempat, sesungguhnya dalam ketidaksetujuan itu kita belajar tentang begitu banyak makna, yaitu tentang makna keikhlasan yang tidak terbatas, tentang makna tajarrud dari semua hawa nafsu, tentang makna ukhuwah dan persatuan, tentang makna tawadhu/kerendahan hati, tentang cara menempatkan diri yang tepat dalam kehidupan berjamaah, tentang cara kita memandang diri kita dan orang lain secara tepat, tentang makna tradisi ilmiah yang kokoh dan kelapangan dada yang tidak terbatas, tentang makna keterbatasan ilmu kita di hadapan ilmu Allah Swt yang tidak terbatas, tentang makna kepercayaan kepada jamaah. Jangan pernah merasa lebih besar dari jamaah atau merasa lebih cerdas dari kebanyakan orang. Tapi, kita harus memperkokoh tradisi ilmiah kita. Memperkokoh tradisi pemikiran dan perenungan yang mendalam. Perbedaan adalah sumber kekayaan dalam kehidupan berjamaah. Mereka yang tidak bisa menikmati perbedaan itu dengan cara yang benar akan kehilangan banyak sumber kekayaan. Dalam ketidaksetujuan itu sebuah rahasia kepribadian akan tampak ke permukaan: apakah kita matang secara pendidikan atau tidak. Tidak kecewa orang yang istikharah (minta pilihan kepada Allah), tidak menyesal orang yang bermusyawarah, dan tidak melarat orang yang hemat.” (Diriwayatkan oleh Ath-Thabarani dalam AshShaghir dan Al-Ausath). Wallahu a’lam. � Penulis adalah Sekretaris Majelis Da’wah Al Washliyah Sumatera Utara.


Mimbar Jumat

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Kajian Objektif Terhadap Kasus Masjid Al-Akhlas

Contoh Nabi SAW Jangan Bercerai Bagaimana sikap hormat Nabi Muhammad SAW kepada ibu su-sunya Halimah dan saudara pe-rempuannya Assyima’ sudah tidak asing lagi, dan justru karena keduanya itulah maka seluruh kabilah Bani Sa’ad dihormati dan disantuni, sehingga kedua wanita itu benar benar mem-bawa keberkatan kepada kaum suku bangsanya. Dewasa ini, kasus-kasus penceraian di kalangan umat Islam terus meningkat dari tahun ke tahun jumlahnya kian banyak saja sehingga perlu upaya pembelajaran dalam berumah tangga. Berbagai cara dan kajian dijalankan untuk menurunkan angka perceraian. Bagi umat Islam mencontoh kehidupan Nabi SAW merupakan kewajiban. Dengan mencontoh junjungan Nabi Muhammad SAW dalam pergaulan rumah tangga merupakan contoh terbaik dalam menangani masalah dalam rumah tangga. Umat Islam hari ini perlu lebih mengetahui seluk-beluk kehidupan rumah tangga Nabi SAW, kasih sayang dan keadilan baginda yang tidak surut kepada keluarganya menjadi pedoman utama dalam merajut kebahagiaan sekaligus menyelamatkan pasangan Islam dewasa ini untuk terus mengharungi hidup bersama (suami-istri) hingga ke akhir hayat. Semoga Allah SWT memelihara umat Islam, meningkatkan kualitas hidup dan kehidupan umat hari ini dengan lebih baik lagi ke depannya sehingga menjadi manusia beruntung. Kita contoh perilakunya, kita perbanyak selawat dan salam semoga dilimpahkan Allah SWT ke atas junjungan besar Nabi Muhammad SAW. Ya Allah tempatkan junjungan kami di tempat yang terpuji sebagaimana engkau janjikan. Amin. (Dikutip dari kumpulan hadits shahih/sumber lain).

Masjid Dan Pasar Oleh H. Syarifuddin Elhayat Satu ketika sahabat bertanya,” Ya Rasul apakah ada tempat yang paling disukai dan dibenci Allah,” Rasul Muhammad Saw pun berpesan kepada para sahabat bahwa masjid adalah tempat yang paling disukai oleh Allah dan pasar (pajak) adalah tempat yang paling tak disukai Allah. Rasul bersabda,”Tempat yang paling disukai Allah di muka bumi ini adalah masjid sedangkan tempat yang paling dibenci Allah adalah pasar (syuuq). Kenapa demikian,—pada kesempatan lain Rasulpun menyebutkan kepada para sahabatnya.”Kalau bisa, kata Rasul, janganlah sekali-kali kalian menjadi orang yang pertama masuk pasar dan jangan pula kalian orang yang terakhir keluar dari pasar.— (sahabat bertanya lagi,”Kenapa Ya Rasul,”),karena di pasar itulah , kata Rasul lagi, sesungguhnya wilayah perjuangan setan dan di pasar itu pula setan memancangkan benderanya. Kedua hadis ini diriwayatkan Imam Muslim. Jujur tuan, dua hadis yang ana nukil dari buku tipis “Jalan Menuju Ma’rifat,” ini, agak ‘sulit’ bagi saya memahami sabda rasul di atas, sebab merurut sighoh Annabawiyah (sejarah kenabian) yang kita tau bahwa ‘kehidupan’ awal-awalnya rasul adalah sebagai pedagang piawai yang tak lepas dari pasar,meskipun memang dilain pihak, ‘awal-awal’ islam yang dia kembangkan tidak lepas dari masjid. Tapi itulah rasul sohib,banyak rahasia di balik rahasia ucapannya yang sulit kita ketahui maknanya.Ucapannya kadang tak hanya sebatas lintasan waktu,tidak terbaca oleh rentang masa, bahkan,—itulah Rasul kita yang mulia itu, basyirah sabdanya bisa menembus zaman bahkan hingga hari akhirat yang jauh- dan jauh dari batas pikiran,wawasan dan penalaran kita sebagai ummat yang dhoif ini. Kendati demikian, kalaupun bisa kita menterjemahkan sabda tersebut,bahwa itulah metafora nabi dalam menjelaskan logika baik dan buruk. Masjid,oleh nabi ditempatkan sebagai simbol ‘transaksi’ kebaikan,sebab rasul pernah berkata, diantara tujuh orang yang mendapat naungan Allah pada satu hari yang tidak ada naungan (perlindungan) kecuali naunganNya dalah seseorang yang hatinya bergantung dengan masjid. Sedangkan pasar (pajak,-kata rang kampong) rasul tempatkan sebagai transaksi ‘kejahatan’.Dalam konteks pasar ini agaknya kita bisa katakan, betapa banyak hadis yang menjelaskan agar kita jangan mengurangi timbangan, jangan menipu dalam dagangan dan jangan berlebihan mengambil keuntungan dalam berjualan ,-bukankah semua itu merupakan godaan yang dilakukan di pasar ?. Yaa, itulah gaknye. Masjid dan pasar, Lae (sobat),— meskipun dua tempat yang tak bisa dilepaskan dari kehidupan umat,tapi terasa bagaikan dua wadah sejalan yang sulit untuk dipertemukan,-masjid adalah rumah Allah tempat orang mempersiapkan hidup, sedangkan pasar adalah ‘rumah’ masyarakat sebagai wadah orang untuk mempertahankan bahkan tidak jarang ‘mempertuhankan’ untuk bisa hidup. Masjid, sebagaimana kita tau,nyaris tak pernah menebarkan keburukan, semuanya menyebarkan kebaikan (alkhair) sebab suara masjid adalah suara kebenaran ,suara ketulusan,suara kesucian suara alhaq dikumandangkan,— Hayya Alassholah hayya ‘alal Falaah, Ushiqum wa Iyyaya bi Taqwa Allah, Baaroka Allahu Lii wa lakum ... Itulah masjid Ncek. Kata seorang sohib, sejahat-jahat orang diluar, tapi ketika dia berjamaah saat ibadah didalam masjid, setidaknya dia tak jahat ketika itu,—selihainya copet tuan, tapi tangannya takkan terulur,ketika melihat ada dompet yang terletak punya jamaah sebelahnya,karena ketika itu dia sedang tasyahhud akhir. Tapi di pasar,afwan ini tuan, meskipun tidak semuanya,—persoalan ketulusan dan keterpaksaan terlihat agak jelas dan menjadi gamblang. Ketua MUI Pusat, KH.Amidhan dalam satu

kesempatan pernah menyebut,” Meskipun di pasar bukan berarti tidak ada kebaikan, tapi di pasar peluang melakukan kejahatan publik menjadi sangat terbuka,setulus dan sebaik apaun kita. Tidak jarang ‘bendera setan’ melambai agar kitapun berlaku curang terhadap dagangan (bahasa krennya bisnis),walaupe na saotik,-walaupun dikiiiit.-Ana setuju itu. Memanglah memang Ncek, ada yang menyebut bahwa pasar orang lebih diuji keimanannya,akan terlihat tingkat takwa dan kejujurannya. Pertarungan dan persaingan menjadi tinggi, godaan dan ujian bagaikan gelombang. Karena kata dia di pasar akan terjadi pertarungan,sedangkan di masjid tidak ada lagi imtihan (ujian) semuanya jelas dan plafonnya satu suara,-kebaikan.- Ya, begitupun jadi. Tapi apakah karena di masjid dah jelas arah baiknya lantas kitapun berebut ndak berjuang lebih keras mencari takwa kita dengan membuat pasar banyakbanyak hingga kitapun mempersempit ruang gerak untuk masjid. Tidaklah agaknya tuan.Sabda di atas harus kita interpretasikan bahwa nabi bukanlah bermaksud untuk menarik umatnya dari pasar ke masjid, tapi apa yang terjadi di masjid hendaklah memancarkan cahayanya keluar sampai-sampai menjadi penerang ke seantero pasar (bisnis) sehing-ga apa yang terjadi di pasar (pelaku bisnis) mere-pleksikan keadabannya seperti apa yang ada di masjid.Karena itu sesungguhnya masjid dan pasar menjadi satu wajah ‘salaam’ yang berdiri tegak digerbang masuk ‘dua wajah’ yang beda. Maksud ana sekali lagi maafmaaf kate bang, ini hanya maksud ane,jangan karena hendak mendirikan ‘bendera’ setan seperti disebut rasul di pasar,lantas ‘bendera’ Allah yang disebut rasul masjid sebagai tempat yang disukai Allah kita gusur dengan seberkas alasan. Saya tidak bermaksud hendak memasuki wilayah yang lain, tapi ketika membaca dan menyaksikan di media penjelasan Sekretaris Umum MUI Sumut shohibul fadilah Prof Dr H.Hasan Bakti Nasution,MA tentang adanya masjid yang dirubuhkan oleh pihak pengembang hanya ingin mendirikan ‘pasar’ sebutlah begitu,hati ana kecut dan sedih. Data terbaru MUI, kata Profesor ini,dah tiga tuan masjid yang hilang ditelan gelombang bongkahan bangunan baru,masjid Alhidayah, masjid Raudhatul Islam di belakang Emerald Garden jalan Yos Sudarso dan masjid Al Ikhlas di jalan Timor Ujung. Itu artinya sudah tiga azan dan tiga khutbah tidak terdengar lagi membahana di tengah kota ini tuan. Dilembaran lain,ana membaca ada pula figur yang membawa-bawa nama MUI dan menyebut dirinya ulama sebagai mediator bahkan konon diberi ‘amanah’ untuk menyalurkan fulus ratusan jeti (juta) untuk diberikan kepada ormas dan masjid yang lain. Ada berita jamaah satu masjid tetap melakukan jumatan di area masjidnya yang telah dirubuhkan, tapi disi lain, konon kabakhnye (kabarnya) ada pula sekelompk komunitas yang lain bertasyakkur karena masjid itu telah berhasil diratakan dengan tanah. Ana Ncek, mungkin juga tuan-tuan bertanya,nadia do na botulna son nari bere?,-yang mananya yang benar sekarang,— Ana takut tuan,kalau-kalau ada orang yang tak peduli apa mau ada kumandang azan dan suara khatib berkumandang di tengah kota ini atau tidak, hanya demi nian masjid jadi pasar.Jujur tuan, hati ambepun semakin kecut,kalbu saya semakin sedih ketika Prof Hasan Bakti mengungkapkan,”Umat Islam jangan bersedih (berduka), ketika satu saat tak ada lagi kumandang azan di tengah-tengah kota Medan, karena masjid semakin lama dah semakin hilang dari kota madani ini. Allah kariiim,lantas suara azan, ngaji dan khotib apa lagi yang hendak di dengar generasi kita,- Ntahlah …Chayya- chayya kali yee nakku?. Ndak kemana lagi kita mengadu tuan. Ato Tuhan juga dah bosan dengan kita.Ah tuan, masjid dan pasar,yang mana ndak kita.Yaa, kalau bisa dua-dualah toke,— masjid ada ‘pasar’ yang di pasar juga ada masjid lho.

C7

B

ermula dari persoalan mesjid yang berada di atas tanah yang bukan wakaf, hingga penggusuran masjid yang diyakini betul adalah wakaf dari umat Islam, lalu menimbulkan persoalan apakah tanah yang dibangun di atasnya sebuah masjid secara otomatis menjadi wakaf ataukah hanya masjidnya saja yang berstatus wakaf, dan di saat tertentu masjid boleh dirobohkan atau dipindahkan ke tempat lain? Sebelum menguraikan jawaban yang dapat diterima oleh semua pihak, ada baiknya mendefenisikan wakaf menurut pandangan ulama. Wakaf secara harfiah berarti “menahan”, “mengekang”, atau “menghentikan”. Sedangkan Wakaf menurut Terminologi Fikih ialah “Menahan materi benda orang yang berwakaf dan memanfaatkan hasilnya untuk kebajikan”. Defenisi ini populer di kalangan mazhab Imam Abu Hanifah. Dari defenisi ini dapat dipahami bahwa wakaf sifatnya tidak mengikat, dalam artian bahwa orang yang berwakaf boleh saja mencabut wakafnya kembali dan boleh diperjual belikan oleh pemilik semula. Dengan demikian mewakafkan harta bagi Imam Abu Hanifah bukan berarti menanggalkan hak milik secara mutlak dan wakaf bersifat mengikat menurut mazhab Hanafi, pertama, apabila terjadi sengketa antara pewakif, dan nazir (pemelihara harta wakaf ), kedua, apabila wakaf digunakan untuk masjid, dan ketiga, putusan hakim. Alasan Imam Abu Hanifah bahwa wakaf tidak mengikat adalah Sabda Nabi Saw yang menegaskan: Tidak boleh menahan harta yang merupakan ketentuan-ketentuan Allah. (HR. Daruquthni). Menurut Abu Hanifah, apabila wakaf sifatnya mengikat maka akan bertentangan dengan hadis ini karena di dalam harta itu ada hak-hak ahli waris pewakif, yang termasuk ketentuan-ketentuan Allah, tidak boleh menahan hak ahli waris. Namun defenisi ini dapat dibantah oleh para ulama, diantaranya Prof. Dr. Wahbah Az-Zuhaili (guru besar Fikih Islam Universitas Damascus, Suriah). Dia mengatakan bahwa hadis di atas

Oleh H.M. Nasir Lc, MA

dhaif, dan jika hadis itu shahih, maksud sabda Rasul Saw di atas adalah membatalkan sistem waris jahiliyah yang hanya memberikan warisan pada kaum pria dewasa dan menahan hak-hak wanita. (lihat Fikih Islam wa Adillatuhu, 1989) Jumhur (mayoritas) ulama selain Abu Hanifah termasuk diantaranya Abu Yusuf, Muhammad Hasan Asyaibari (dua pakar Fikih dalam mazhab Hanafi) mendefenisikan wakaf adalah “menahan tindakan hukum orang yang berwakaf terhadap hartanya yang telah diwakafkan dengan tujuan untuk dimanfaatkan bagi kepentingan umum dan kebajikan dalam rangka mendekatkan diri kepada Allah SWT, sedangkan materinya tetap utuh. (Ibid, 1905) Dari defenisi ini dapat dipahami bahwa wakaf bersifat mengikat. Dalam artian bahwa harta yang sudah diwakafkan tidak lagi menjadi milik pewakif akan tetapi harta tersebut menjadi milik Allah SWT, yang dapat dipergunakan untuk kebajikan bersama, sehingga pewakif tidak dibolehkan lagi bertindak hukum terhadap harta tersebut. Defenisi di atas berdasarkan pada hadis shahih: Bahwa Umar mempunyai sebidang tanah di Khaibar, lalu Umar berkata kepada Rasulullah Saw, Ya Rasulullah, saya memiliki sebidang tanah di Khaibar yang merupakan harta saya yang paling berharga. Lalu apa nasehat engkau untukku? Rasul Saw bersabda: Jika engkau mau wakafkanlah

tanah itu, sedekahkan hasilnya. Lalu Umar mewakafkan tanah itu dengan syarat tidak boleh dijual, tidak boleh dihibahkan, tidak boleh diwariskan. (Hadis Riwayat mayoritas ahli hadis). Kata kunci dari kedua defenisi di atas adalah, wakaf bersifat “mengikat” menurut jumhur ulama dan “tidak mengikat” me-nurut Abu Hanifah. Dengan kata lain, mazhab jumhur berpendapat bahwa dengan ikrar wakaf, maka tanggallah hak si pewakif, tidak boleh melakukan tindakan hukum apapun, baik menjual, menghibahkan, atau mewariskan. Sedangkan menurut Abu Hanifah dengan ikrar wakaf tidak secara otomatis tanggal hak si pewakif terhadap harta itu. Si pewakif hanya mewakafkan manfaatnya dan harta asalnya boleh ditarik kembali, dijual, atau diwariskan atau dihibahkan, terkecuali masjid maka tidak dapat dibatalkan kembali karena masjid adalah milik Allah SWT. (QS. Jin : 18). Penulis memandang bahwa, sebenarnya antara pendapat jumhur ulama dan Abu Hanifah tidak ada perbedaan, jika persoalan wakaf berkaitan dengan mesjid dalam artian bahwa jika wakaf itu diikrarkan untuk pembangunan masjid maka tidak dapat dibatalkan kembali, dijual, dihibahkan, diwariskan, dan tindakan-tindakan hukum lainnya, karena Imam Abu Hanifah sendiri mensyaratkan wakaf bisa mengikat apabila dipergunakan untuk masjid. Yang menjadi persoalan, seperti yang dialami oleh masjid Al-Ikhlas jalan Timor Medan baru-baru ini adalah, tanah yang menjadi tapak bangunan masjid tersebut (sesuai informasi dan data yang ada) tidak berstatus wakaf, dan pemiliknya tidak pernah merasa bahwa tanah itu diwakafkan. Lalu apakah dengan berdirinya bangunan wakaf (masjid Al-Ikhlas) di atas tanah tersebut secara otomatis menjadi wakaf? Para ulama dari kalangan Syafiiyah telah menjawab per-

soalan tersebut, bahwa masjid yang dibangun di atas tanah yang bukan wakaf otomatis menjadi wakaf, walaupun tidak pernah diikrarkan, tidak ada ijab kabul (serah terima) kepada nazir (pemelihara harta wakaf ). Dan atas dasar inilah, dan beberapa alasan yang lain, Majelis Ulama Indonesia (MUI) Medan memfatwakan bahwa masjid AlIkhlas berikut dengan tanahnya adalah berstatus wakaf tidak boleh dijual, dipindahkan, dan tidak boleh diwariskan, karena itu menjadi milik Allah SWT. Saya berpendapat bahwa MUI dan ormas-ormas Islam dalam hal ini benar, dan pendapat ulama Syafiiyah yang menjadi dasar fatwa MUI Medan juga benar, dan fatwa-fatwa tersebut benar-benar objektif dan tidak bernuansa emosional apalagi politis. Akan tetapi ada satu hal yang kita lupakan, atau terlupakan dalam persoalan mesjid Al-Ikhlas ini, yaitu haqqul ibad (hak manusia) dan haqqullah (hak Allah). Tanah yang tidak pernah diikrarkan sebagai wakaf adalah hak manusia, sedangkan masjid sebagai wakaf adalah hak Allah SWT. Bila bertentangan kedua hak tersebut, di dalam prinsip syariat Islam tentu lebih diutamakan hak manusia, karena manusia berhajat kepada Allah, sedangkan Allah SWT Maha Kaya, tidak berhajat kepada manusia. Adapun fatwa ulama di kalangan Syafiiyah dan menjadi rujukan dalam Komisi Fatwa MUI Medan, diduga kuat itu berlaku dalam keadaan normal, aman, tidak ada pertikaian atau tidak bertentangan atau dipertentangkan antara hak manusia dan hak Allah SWT. Akan tetapi bila terjadi pertentangan antara keduanya (seperti kasus masjid Al-Ikhlas), maka yang diutamakan adalah hak manusia. Dan dengan mohon ampun kepada Allah SWT, ruislag (tukar guling) mesjid AlIkhlas tidak bertentangan dengan hukum Islam. Wallahua’lam bil ash-shawab � Penulis adalah Pimpinan Pondok Pesantren Tahfiz Alquran Al Mukhlisin Batubara. Pembantu Rektor IV Universitas Al Washliyah (UNIVA).

Mengalihkan Kiblat Bukan Bid’ah

A

pakah Bid’ah, mana Bid’ah kenapa Bid’ah dan sebagainya (dalam arti syariat) masih merupakan pendapat yang simpang siur, sehingga sangat perlu dikaji agar menjadi jelas. Karena jangankan awam, yang sudah Sarjana Agama pun terbukti banyak yang menerangkan apa sesungguhnya Bid’ah itu, apa contoh Bid’ah itu tidak sesuai dengan apa yang dimaksudkan Nabi Saw. Sebagai bukti terjadi dalam suatu pengajian. Dimana terjadi diskusi mengkaji apa Bid’ah itu. Dr. Ardiansyah MA memberi satu contoh kasus, menjelaskan apa Bid’ah. Memindahkan arah kiblat mesjid kearah lain yang bukan kearah Ka’bah itu suatu perbuatan Bid’ah, begitu kata Dr.Ardiansyah MA. Mungkin ustad ini benar mungkin ustad ini salah. Perlu diskusi. ANCAMAN DALAM ISLAM Nabi Saw telah membuat 3 kategori ancaman, dalam Islam, bila seseorang yang berbuat kesalahan yaitu : Pertama: bila melanggar hukum yang telah ada, diancam: misalnya judi itu hukumnya dilarang, bila dilanggar hukumnya : haram. Kedua: menyekutukan Allah SWT diancam: syirik. Misalnya memohon keberkatan dari penanaman kepala kerbau yang ditanam di bawah jembatan ketika membangun jembatan, maka terkena ancaman : syirik. Ketiga: mengada-ada (menambah-nambah, merobah-robah) dengan suatu perbuatan pada Ibadah dan Aqidah dengan alasan dipandang bagus, baik, ancamannya: Bid’ah, sesat. Misalnya orang menambah do’a lagi setelah salam shalat jenazah dengan alasan baik dan bagus. Meskipun baik dan bagus tetapi menjadi salah, karena tidak ada petunjuk Nabi Saw dimana sesudah salam shalat jenazah, dibuat do’a. Perbuatan demikian Nabi Saw memberi ancaman: Bid’ah (sesat). Sebenarnya tidak ada syarat, atau rukun shalat jenazah yang dilanggar, tetapi menjadi salah karena tidak patuh pada petunjuk Nabi Saw, yang sudah sempurna dibina Nabi Saw. Nabi Saw memberi ancaman berat (sesat) kare-na tersirat tidak percaya petunjuk Nabi Saw. Dengan kata lain: mengingkari Sunnah. (Kitab: “Bahaya Bid’ah Dalam Islam” oleh Syekh Ali Mahfuzd). KENAPA ADA ANCAMAN BID’AH ? Nabi Saw memerlukan membuat ancaman Bid’ah karena Nabi Saw khawatir umat akan mengkotak-katik Ibadah, karena mereka merasa tidak ada syarat, atau rukun yang dilanggar. Penambahan atau pengkotak-katikkan, itu mereka buat dengan alasan dipandang bagus dan baik, syiar, apa salahnya, dsb. se-

(Menanggapi Dr Ardiansyah MA)

Oleh dr. Arifin S.Siregar

hingga umat mengada-ada (menambah-nambah) dengan mempoles, memodifikasi, merekayasa, dsb. Memang sepintas lalu seperti tidak salah karena tidak ada hukum (syarat, rukun) yang dilanggar. Rasionalnya begini ! Setan menangis, sedih karena gagal menggoda, mengajak ulama berbuat maksiat (berjudi, dsb), tapi setan tertawa terbahak-bahak karena berhasil mengajak ulama membuat tepung tawar, tahlilan kematian, kenduri dikematian, mau mengucapkan Selamat Paskah/Natal demi ukhuwah atau menambah kata “syaidina” pada shalawat, mengerjakan shalat qabliyah Jum’at, dsb. Karena ulama berpikir demi yang baik dan bagus atau apa salahnya. Tetapi ulama itu lupa menjadi salah karena membuat Ibadah yang tidak ada petunjuk Nabi Saw. Ada rujukannya atas kesalahan itu yaitu H.R Muslim : Sesungguhnya barang siapa melakukan amalan (Aqidah/Ibadah) yang tidak ada petunjuk kami (Sunnah), maka amalan itu tertolak. Atau Nabi Saw bersabda lagi tertera pada H.R Muslim : “Seburuk-buruknya perbuatan adalah yang mengada-ada (mengkotakkatik Ibadah/Aqidah) dan setiap yang mengada-ada adalah Bid’ah dan setiap Bid’ah adalah sesat”. (Kitab : “Ensiklopedia Bid’ah” oleh Syikh Abdul Aziz Bin Baz cs dan Kitab: “Kriteria Sunnah Dan Bid’ah” oleh Prof. DR.Hasbi Ash Shiddiqi). Kemudian seorang Imam Sofyan Atsauri berkata : “Bid’ah lebih buruk dari maksiat”. Kenapa ? Karena seseorang berbuat maksiat ia sadar itu salah, disatu waktu ia akan tobat sebelum mati, tapi orang yang berbuat Bid’ah, sampai mati ia tidak akan tobat atas perbuatan Bid’ahnya, karena ia tidak merasa ada kesalahan pada pengkotak-katikan Ibadah yang dikerjakannya (karena tidak melanggar syarat, rukun dan wajibnya)”. Itupun Nabi Saw menuduhnya de-

ngan seburuk-buruknya perbuatan dan dikategorikan oleh Nabi Saw dengan Bid’ah dan sesat. (Kitab: “Kembali Pada Alquran Dan Sunnah” oleh K.H Munawar). Dikatakan lagi. Setan gagal mengajak ulama berbuat maksiat, tapi setan akan ketawa terbahak-bahak karena telah berhasil menggoda seorang ulama berbuat Bid’ah misalnya menambah kata “syaidina” pada shalawat yang diajarkan Nabi Saw : dengan berpikir apa salahnya. Tapi orang lupa, salahnya adalah telah bersyalawat tidak mengikut petunjuk Nabi Saw. Maka atas perbuatan yang model-model seperti inilah yang ditakuti Nabi Saw, akan diperbuat umat. Memang kenyataan sepeninggal Nabi Saw beberapa abad kemudian terjadilah yang dikuatirkan Nabi Saw itu. Un-tung Nabi Saw membuat ancaman Bid’ah, bila tidak ada, maka akan terjadilah akidah dan Ibadah bervariasi bermacam bentuk dengan rujukan dan sebagainya. Ada satu contoh perbuatan Bid’ah yang rujukannya “apa salahnya”, “adalah baik”, “bagus”, dimana terjadi satu peristiwa yang dikemukakan pada Kitab Al-Madkhal diutarakan : “Seorang bersin disebelah Abdullah bin Umar, lalu mengucapkan : “Alhamdulillah was shalatu was salamu ala Rasulullah”. Maka Abdullah (bin Umar) mengatakan: “Apa apaan ini ? Rasulullah mengajarkan kita, bila kita bersin supaya mengucapkan “Alhamdulillah”. Demikian diutarakan. Adalah membaca “Alhamdulillah was shalatu was salamu ala Rasulullah”, kalau dipikir sepintas lalu “apa salahnya”, atau “adalah bacaan yang baik”. Tapi diprotes oleh Abdullah (bin Umar) karena tidak ada petunjuk Nabi Saw bacaan selain “Alhamdulillah” (lihat Kitab “Bahaya Bid’ah Dalam Islam” oleh Syekh Ali Mahfuzd, hal. 194). MENGALIHKAN KIBLAT. Jadi bila seseorang mengalihkan/ membuat arah shalat (kiblat) bukan ke Ka’bah tapi ke tempat lain maka ini diancam haram atau bisa juga syirik. Syirik karena membuat tem-pat lain (arah) lain sebagai tandingan arah shalat selain ke Ka’bah yang sudah ditetapkan Allah SWT. Berarti menyekutukan kekuasaan Allah SWT. Jadi bukan tergolong Bid’ah, tapi perbuatan haram. Karena disini mengingkari hukum yang sudah ada yaitu arah shalat (perwujudan menyembah Allah SWT) seharusnya ke Ka’bah. Haram karena melanggar ketetapan hukum bahwa shalat harus menghadap Ka’bah.

Sasaran Bid’ah pada umumnya terjadi pada Ibadah sunat misalnya pada azan. Adalah azan sebagai ibadah sunat buat untuk memanggil/ menandakan saatnya sudah waktunya shalat fardhu. Tetapi belakangan orang berani menempatkannya ketika memasukkan mayat keliang lahat, gempa, kebakaran, dsb, yang karena tidak ada syarat, rukun yang dilanggar, ketika azan digunakan menanam mayat. Tetapi menjadi salah, hanya karena tidak sesuai dengan petunjuk Nabi Saw penggunaan azan. Contoh lain: Tahlilan 40 hari dikematian. Pada hal membuat tahlilan itu Sunnah. Tetapi tidak pernah dilakukan Nabi Saw mau pun sahabat tahlilan pada kematian setelah 40 hari. Atau cara membacanya Yasin, dsb, tidak sesuai petunjuk Nabi SAW. (QS Al-A’Raf 204 dan QS Al-A’Raf 205 dan 55). Meyakini ada berkatnya tahlilan dan baca Yasin pada hari ke 40 inilah contoh Bid’ah dalam Aqidah. (Kitab: “Buku Putih Kyai NU” oleh Kyai Afrokhi A Abdul Ghoni). Didalam Islam dikenal yang disebut Kaidah Ushul Fikih. Salah satu diantaranya : Yang sering diutarakan oleh ulama. Yaitu :”mengenai urusan dunia (muamalah) tunggu (yang dicari) adalah larangan”. Mengenai urusan Aqidah dan Ibadah tunggu (yang dicari) adalah” petunjuk/perintah (Nabi Saw)”. Maksudnya: pada masalah dunia misalnya apakah boleh makan babi atau berjudi. Maka kita cari pada Alquran dan Hadis atau fatwa ulama apakah dilarang atau boleh. Tentu akan dijumpai hukumnya: haram. Tetapi pada masalah Aqidah atau Ibadah bila mau dikerjakan maka kita cari apakah ada perintah (petunjuk) Nabi Saw (Sunnah) membolehkannya dikerjakan. Jangan cari larangan, misalnya : apakah azankan mayat masuk liang lahat itu boleh apa tidak. Cari perintah (petunjuk Nabi Saw, apa ada apa tidak. Mencari larangan, sampai kiamat tidak akan dijumpai. KESIMPULAN. 1.Melanggar yang sudah ada hukumnya (misalnya membuat shalat subuh 2 rakaat menjadi 3 rakaat) itu hukumnya: haram. Karena hukum shalat subuh itu 2 rakaat. Melanggar hukum yang sudah jelas hukumnya : haram. 2. Menyekutukan Allah SWT (dalam bentuk kekuasaannya, kemampuannya, kemuliaannya dsb) hukumnya : syirik. 3.Mengkotak-katik, merekeyasa pada Ibadah/Aqidah dengan alasan baik, bagus, apa salahnya, demi syiar adalah diancam Nabi SAW dengan : seburuk-buruknya perbuatan atau Bid’ah atau sesat. � Penulis adalah dokter ahli kulit dan kelamin.


C8 MEDAN AREA Amaliah Jl. Amaliun Gg. Bandung Kota Maksum II Al-Hidayah Jl. A.R. Hakim Gg. Sukmawati Al-Huda Jl. Gedung Arca Gg. Jawa No. 46 Al-Istiqomah Jl. Seto No. 33 Al-Ikhwaniyah Jl. Utama/Amaliun Gg. Tertib No. 15 Al-Ikhanul Wathan Jl. AR. Hakim Gg. Langgar No. 53 Al-Ikhlash Taqwa Jl. Medan Area Selatan No. 129 Al-Muhajirin Kel. Sei Rengas Al-Misbah Jl. A.R. Hakim Gg. Langgar/Damai No. 27 Al-Makmur Jl. A.R. Hakim Gg. Langgar/Bahagia No. 25 Al-Utaminiyah Jl. Utama Kota Matsum II Gg. Syukur Hidayatul Islamiyah Jl. Gajah No. 39 Istiqlal Jl. Halat No. 53 Kel. Kota Matsum IV Jamik Jl. Medan Area Selatan No.289 Kel.Surakamai-I Jamik Jl. Sutrisno Gg. Damai I No. 6 Kel. Komat I Jami’ Darul Ikhlas Jl. Batu No. 13 Jami’ Taqwa Jl. A.R. Hakim Gg. Langgar No. 8-A Khairiyah Jl. Rahmadsyah Gg. Subur 192 Muslimin Jl. Dr. Sun Yat Sen No. 71 Muslimin Jl. Gedung Arca Gg. Jawa No. 3 Nurul Huda Jl. Denai Gg. Pinang No. 12 Perguruan Ketuhanan Jl. Puri Gg. Perguruan No. 4 Rahmat Jl. Denai Gang I No. 2 Shilaturrahim Jl. Emas No. 10 Syekh Hasan Maksum Jl. Puri Gg. Madrasah Taqwa Ar-Rahim Jl. Utama Gg. Ampera I No. 240-AR Taqwa Jl. Bromo Gg. Taqwa No. 11 Taqwa Jl. Bromo Gg. Aman No. 23 Taqwa Jl. Megawati Taqwa Jl. Puri Komplek Masjid Taqwa No. 183 Taqwa Lawang Jl. Gedung Arca Gg. Sehat No. 8

Daftar Khatib Shalat Jumat Drs. Askolan Lubis, MA Drs. Abd. Rozak Hasibuan Drs. M. Amin Amsar H. Yahya Indra, BA Drs. Zabir Drs. Zuhairi Lubis Ruskhan Nawawi Drs. Ridwan Fahmiluddin Drs. H. Yusdarli Amar Syakhrul M. Nasution, S.Pd.I Ibrahim Noor, S.Pd.I Drs. H. Hayat Harahap Drs. H. Legimin Syukri Drs. H. Harmyn Tanjung H. Ali Syati Nasution, Lc Drs. H. Abu Bakar Lubis H. Baharuddin Isa Drs. Mhd. Syafei Nst., S.Pd.I H.M. Din Angkasa, Lc Drs. H. Marjan, A.N. Alhuda Yusuf, S.Ag, S.Pd.I Dr. Sulidar, M.Ag Nazir Hidayat Hasibuan, S.Ag H. Aslam Umar, S.Ag H.M. Silahuddin, S.Pd.I M.Rum Lubis Drs. Tenerman Drs. Zakariya Damanik Drs. Abdul Rahman Drs. Khudri Lubis Drs. Budiman

MEDAN AMPLAS Al-Hidayah Mapolda SU Jl. S.M.Raja Km.10,5 No. 60 Al-Hidayah Jl. Kongsi Gg. Syukur No. 307 Marindal I Al-Huda Jl. Bajak I Kel. Harjosari II Al-Jihad Jl. Garu II Villa Harjosari Indah No. 106 Baiturrahman Jl. Bajak III Kel. Harjosari II Ikhlashiyah Jl. Garu-I No. 69 Kel. Harjosari-I Jami’ Harjosari Jl. S.M. Raja Km. 6,5 No. 21 Kampus UNIVA Jl. S.M. Raja No. 10 Komp. UNIVA Miftahul Jannah Jl. Pertahanan No. 70-A Timbang Deli Nurul Barkah Jl. Selambo IV No. 29 Nurul Iman Jl. S.M. Raja Km. 9 Nurul Tuvail Khatijah Jl. Garu IV No. 140 Raya Taqwa Jl. S.M. Raja Km. 5,5 Kel. Harjo Sari I Ramadhan Jl. Pertahanan No. 37 Kel. Timbang Deli Ramadhan Jl. Garu VI Kel. Harjosari I Shilaturrahim Jl. Garu III Kel. Harjosari-I Salman Jl. STM Kel. Sitirejo II Sepakat Jl. Turi Gg. Sepakat No. 5 Tarbiyah Medan Amplas Taqwa Jl. S.M. Raja Gg. Pulau Harapan No. 1 B

H. Ali Amran Zakaria, Lc Drs. Ismail Panjaitan, S.Pd.I Drs. Samuel Yusuf Ahmad Munazir Drs. Suhardi Harahap Drs. H. Marjan, A.N. Muhammad Rohim, S.Ag Drs. Usman Suhair Jalaluddin Sitorus Drs. H. Syamsul Rizal Pulungan Imam Yazid, S.HI Mustar Anwar, S.Pd.I Drs. H. Hasrat Effendi Sitorus Asrizal Tanjung, S.HI Drs. M. Yusuf Drs. H.A. Mu’in Isma Nasution Drs. H. Nurben Tuah, Lc Drs. Tagor Muda Lubis, MA Drs. H.M. Basyir Yahya Zailani, S.Pd.I

MEDAN BARU Agung Jl. Pangeran Diponegoro No. 26 Al-Amanah Jl. Diponegoro No.30-A Kom.Gd.Keuangan Al-Falah Bank Sumut Lantai X Jl. Imam Bonjol No. 18 Al-Hasanah Jl. Letjend. Jamin Ginting No. 314 Al-Ikhlas Jl. Sei Padang No. 129 Bulan Jl. Letjend. Jamin Ginting Gg. Masjid No. 1 Muslimin Jl. Sei Batang Serangan No. 93 Nurul Muslimin Jl. DR. TD. Pardede No. 42 Nurul Huda Jl. K.H. Wahid Hasyim Asrama Brimob

M. Nuh Abdul Muis, S.Pd.I H. Ramadhan, Lc Prof. Dr. Ir. Ahmad Qorib M., MA H.M. Rusli Yusuf, BA Drs. Nazaruddin Lubis Drs. Usman Batubara Prof. Dr. H. Ramli A. Wahid, MA Drs. M. Yusuf Tanjung Drs. H. Tamhid Harahap

MEDAN BARAT At-Taqwa Jl. Putri Hijau No. 14 Al-Furqan Jl. Karya II Kompl. Ex Kowilhan Al-Hasanan Inna Dharma Deli Al-Jihad Jl. Kom. Laut Yos Sudarso/Jl. Pertempuran Al-Muttaqin Jl. Karya No. 41 Kel. Sei Agul Al-Mukhlishin Jl. G.B. Josua No. 8 Al-Massawa (Arab) Jl. Temenggung No. 2-4-6 Al-Istiqomah Jl. Putri Hijau No. 01 Komp. Deli Plaza Baitus Syifa RS. Tembakau Deli PTP Nusantara-II Haji Maraset Jl. Sei Deli No. 139 Jami’ Jl. Merdeka No. 3 Pulau Brayan Kota Nurul Hidayah Jl. Tinta 63-B Kel. Sei Putih Nurul Hidayah Jl. Danau Singkarak Gg. Masjid No. 6 Nurul Islam Jl. Karya Lk. VIII No. 203 Kel. K.Berombak Lama Jl. Mesjid Gg. Bengkok No. 62 Kel. Kesawan Rumkit Jl. Putri Hijau Tk. II Putri Hijau Kesdam I/BB Syuhada Jl. Danau Toba No. 2 Kel. Seil Agul Taqwa Jl. Karya Gg. Madrasah No. 24

Drs. H. Kamil Selian H.M. Nasir A. Muaz Tanjung Drs. H. As’ad Marlan, M.Ag H. Burhanuddin Parinduri Drs. Ahmad Yani Kisno Prof. Dr. Ir. Djohar Arifin Drs. Lisman Lubis Drs. H. Amrin Siregar Drs. H. Sa’dullah Ahmad Drs. M. Saleh Rambe Drs. Edi Purnomo Fitrianto, S.Ag Rajudin Drs. Darwin Zainuddin, MA Sugeng Wanto, MA Drs.H. Sempurna Silalalhi Drs. M. Zainuddin

MEDAN BELAWAN Jami’ Belawan Jl. Selebes Belawan Taqwa Jl. Veteran Belawan

H. Zulkarnain Winda Kustiawan, S.HI, MA

MEDAN DELI Amalyatul Huda Jl. Nusa Indah No. 22-A Lingk. 26 Ar-Ridha Komplek TNI-AL Barakuda Tg. Mulia As-Sa’adah Jl. Alumunium IV Gg. Tawon Tg. Mulia Al-Amanah Jl. K.L.Yos Sudarso Km. 6,8Kel.Tg. Mulia Al-Ikhlas Jl. Alumunium III Kel. Tj. Mulia Al-Jihad Lingk. VI Kel. Mabar Al-Munawwarah Jl. Pulau Batam No. 1 Al-Syarifah Jl. Metal Gg. Rukun No. 06 Lingk. XVIII Jamik Jl. K.L. Yos Sudarso Km. 6,2 Tg. Mulia Jami’iyyatush Shoolihiin Jl. Alumunium I Lingk. XIII Nurul Iman Jl. Sidomulyo Ujung Kel. Tg. Mulia MEDAN DENAI Arafah Jl. Pertiwi No. 22 Kel. Binjai Amal Bakti Jl. Raya Menteng Gg. Abadi No. 21-A Ar-Ridha Jl. Camar 18 Perumnas Mandala Al-Anshor Jl. Raya Medan Tenggara Gg. Anshor Al-Hidayah Jl. Bromo Gg. Masjid Al-Hidayah Al-Hidayah Jl. Menteng Indah VI H.Kel.Medan Tenggara Al-Hasanah Perumnas Mandala Al-Muslimin Jl. Menteng II Gg. Pembangunan Lingk.XI Al-Muslimun Jl. Bromo (Rawa Sembilang) Gg. Kurnia Al-Mukhlishin Bromo Ujung Jl. Selamat Kel. Binjai Al-Mukhlishin Jl.Enggang I Perumnas Mandala Al-Makmur Jl. Bersama Ujung K.Perum.Griya Al-Bania Al-Ridha Jl. Jermal VII Lingk. IX Kel. Denai Baiturrahman Jl. Medan Tenggara II Kel. Denai Baiturrahman Jl. Medan Tenggara VII No. 42 Baiturrahmin Jl. Pelajar Timur Gg. Darmo No. 5 Darul Ilmi Murni Lingk. I Kel. Tegal Sari Mandala II Hijraturridha Jl. Selamat Ujung Gg. Subrah/Ketua Muslimin Jl. Selam II No. 47 Tegal Sari Mandala-I Nur Islam Jl. M. Nawi Harahap Kel. Binjai Nur Hidayah Jl. Datuk Kabu Gg. Masjid No. 11-C Nurul Iman Jl. Rawa Lr. Sedar Rahmatullah Jl. Kramat Indah Gg. Trenggeno II Raya Miftahul Iman Jl. Panglima Denai Jermal 7 Taqwa Jl. Jermal III No. 10 Taqwa Jl. Mandala By Pass No. 140 Taqwa Jl. Pancasila Gg.Masjid No.1 Kel.T.S.Mandala III

Drs. A. Azizi, Am, S.Pd.I M. Yasir S.S., Sos Drs. H. Muniruddin, MA Drs. AminullahSiregar Drs. H. Muhiddin Gurning H.M. Nasir, Lc, MA H. Ali Sati Nasution, Lc Drs. Sua’id Dalam Rustam Hasibuan, S.Ag Aripin, S.Ag Edi Yanto, S.Ag, MA H. Arif Muhammad Erde, MA M. Jasmi As Suyuthi, Lc H. Rajab Asri Masweil, Lc M. Yusuf Marpaung, S.HI Drs. Rahman Nasrun Sopan Sofyan, S.Ag Drs. Ahmad Jaminan Hasibuan Drs. Mas’ud Panjaitan Drs. H. Hamdan Yazid H. Bahauddin Nasution, Lc Drs. Muhyiddin Masykur Drs. Syafrawali Drs. H. Abu Bakar, MA Faisal Lubis, S.Ag Drs. Satiman Wasly Hutabarat

MEDAN HELVETIA Amaliyah Jl. Sakura I Lingk. II Blok-19 Perum. Helvetia An-Nur Jl. Budi Luhur No. 75-A At-Taubah Jl. Prona No. 12 Lingk. VII Cintai Damai Ar-Raudhah Jl. Persatuan No. 22-AR As-Syarifah Jl. Pembangunan Kompl. Pondok Surya Al-Bashir Rusmi Jl. Kapten Muslim Gg. Solo Tengah Al-Falah Jl. Palem Raya Perumnas Helvetia Al-Hidayah Jl. Bakti Luhur No. 21 Kel. Dwikora Al-Ikhlas Jl. Bakti Lubur No. 113 Kel. Dwikora Al-Ikhlas Jl. Bahagia Lingk. VI Kel. Cinta Damai Al-Ikhas Jl. Jongkong Komplek Dolok Sumut Al-Ishlah Jl. Kapten Muslim No. 54-A Al-Kautsar Jl. Gaperta Ujung K. Perum. Tata Alam Asri Al-Mukhlisin Jl. Bakhti Utara No.21 Link. VI Kel.T.Gusta Al-Mustaqim Jl. Kapten Muslim No. 226 Al-Masturah Jl. Binjai Km. 7,8/Jl.Sekolah No. 29 Darussalam Jl. Asrama No. 11 Istiqomah Jl. Amal Luhur No. 86 Ikhlasiyah Jl. Amal Luhur No. 29 Kel. II Dwikora Raya Al- Falah Jl. Cendana Blok 17 Perumnas Helvetia Taqwa Jl. Kapten Muslim Gg. Jawa Taqwa Jl. Kamboja Raya No. 319 Blok IV P.Helvetia Taqwa Jl. Kapten Sumarsono Gg. Safar

Drs. H.M. Saleh, Lc Hakimuddin, S.Ag Abu Umair H. Fahmi Mahyar Drs. Sonaji Harahap Drs. H. Samiun Mas Batubara Drs. H. Nazamuddin Lubis Sodikin, S.Ag Mhd. Yusriza, S.Pd.I H. Marzuki Bawaluddin Adi, S.Pd.I Drs. H. Khairul Akmal Rangkuti Drs. H. Zakaria Batubara Drs. Yanuarianto M.Abbas M. Fachri Drs. Hasanul Arifin Drs. Syaukani, M.Ag Naharman, S.Ag Suwarno Drs. Rajali Sitompul Drs. Matsyeh, MG Irwansyah, S.Pd.I Akmal Fitri

Drs. Achyaruddin Mahyudi, S.Ag Drs. Waizul Qarni, MA Drs. Ibnu Salman Nurtuah Tanjung, S.Ag Drs. Saparuddin, MA Drs. H. Nasrun Zakaria Raden Sitompul K.H. Mohd. Abd. Syukur Drs. Rubino, M.Ag Drs. H. Azhari Tanjung

Taqwa Jl. Setia No. 30 Cabang Helvetia Drs. Bahren Manik Taqwa Jl. Pemasyarakatan Gg. Masjid No. 7 Sukadono Drs. Khalidin Musa MEDAN JOHOR Amanah Jl. Eka Bakti Ujung Lingk. IV Gedung Johor Arrahman Jl. Brigjen Zein Hamid Kel. Titi Kuning Amaliyah Perumahan Citra Wisata Ainul Iman Jl. Ekawarni I Kel. Gedung Johor Assyafi’iyah Jl. STM Suka Tari No. 9 Ar-Raudhah Komplek Risva I Blok V Kel.Gedung Johor Annazhirin Jl. Karyawisata Kel. Gedung Johor Al-Amin Jl. Eka Surya Gg. Eka Kencana Ged. Johor Al-Badar Jl. Karya Dharma No. 19 Kel. Pangk. Masyhur Al-Firdaus Jl. Karya Jaya Gg. Eka Jaya II Lingk. II Al-Huda Jl. Eka Surya Psr. V Gg. Sidodadi Ged. Johor Al-Hidayah Jl. Brigjen Katamso Km. 7,2 Kel. Titi Kuning Al-Hidayah Jl. Karya Jaya Kel. Gedung Johor Al-Ikhlas Jl. Karya Tani Lingk. VIII Pangk. Masyhur Al-Ikhlas Jl.Eka Suka Lingk. XIII Kel. Gedung Johor Al-Issyah Hakim Jl. Karya Jaya Kel. Gedung Johor Al-Muslimin Jl. Suka Luhur Al-Mahmudiyah Jl. Brigjen Hamid Km 6,5 Kel. T.Kuning Al-Mustafa Jl. Karya Jaya, Gg. Karya XII-XIV7 Al-Qisth Kejaksaan Tinggi Jl. Abd. Haris Nst. P.Mashur Baiturrahman Perumahan Johor Indah Permai 1 Baiturrahmah Jl. Karya Jaya No. 101 Pkl. Masyhur Baitul Iman Jl. Karya Jaya Asrama Arhanud P. Masyhur Fajar Ramadhan Perumahan Johor Indah Permai II Graha Deli Permai Jl. Sidodadi Pasar IV Kel. Gd. Johor Istiqomah Jl. Abdul Hamid No. 70 Muslim Jl. Karya Jaya, Kel. Pangk. Masyhur Muttaqiin Jl. Luku I No. 42 Kel. Kwala Bekala Nurul Aldys Jl. Karya Bakti No. 34 Pkl. Masyhur Nurul Falah Jl. Eka Rasmi No. 42 Kel. Gedung Johor Nurul Huda Jl. Letjen Ginting Km. 8 Kwala Bekala Nurul Huda Jl. M. Basir No. 9-A Kel. Pangk. Masyhur Nurul Iman Jl. Stasiun No. 75 Kel. Kedai Durian Nurul Ikhwan Jl. Karya Kasih Sunnah Al-Muhsinin Jl. Abdul Haris Nasution No. 11 Sunnah Rabithah Jl. Karya Darma Pangk. Masyhur

Haryono Fahmi, S.Ag Drs. H. Mahidin Gurning Drs. Nazaruddin Sofwan Harahap, S.Pd.I Drs. M. Dian Harahap Ahmad Saukan, S.Ag Dr. Ardiansyah, MA Drs. H.M. Rusli, MR Drs. Ahmad Saukani Drs. Ali Imran To’at, S.Pd.I H.M. Syafiar, MA Drs. Ishaq Ahmad Drs. Fahmi Ahmad Drs. H. Sariman Al-Farouq M. Nasir Ansori, S.HI Drs. M. Ali Asri Drs. H. Syamsul Basri Tamar Drs. H. Nazaruddin Hasibuan Ibrahim Fansuri, S.Pd.I Drs. H. Abidin Azhar Lubis Dr. H.M. Raihan Nasution, MA Drs. Maudin Nasution Drs. H. Ramli, AT Mahfudz Drs. Ahmad Muttaqin Nasution Drs. H. Ansari Parinduri, MA Drs. Idrus Uteh Ahmad Suhardi Lubis, S.Pd.I Drs. H. Tuah Sirait Drs. M. Yusuf Arhad Drs. H. Hasan Mustamir Asmuin Lubis, S.HI Drs. Rustam Harahap Afrizal Ardimana Yusuf

MEDAN KOTA An-Nazhafah Jl. Rumah Sumbul No. 4 Lingk. I Al-Hidayah Jl. Saudara Kel. Sudirejo II Al-Hasanah Jl. Tanjung Bunga II Kel. Sudirejo II Al-Ikhlas Jl. Salak No. 9 Al-Mashun Jl. Sisingamangaraja Da’wah Jl. Sakti Lubis Gg. Amal 19-B Hikmah Hongkong Plaza Jl. Cerebon Islamiyah Jl. Jati III No. 85 Kel. Teladan Timur Jami’ Teladan Jl. Teladan/Gembira No. 2 Muslimin Jl. Air Bersih Lingk. VII Sudirejo I Mua’llimin Jl. S.M. Raja Kp. Keluarga No. 33 Ma’ul Hayah PDAM Tirtanadi Jl. S.M. Raja No. 1 Pahlawan Muslimin Jl. Pencak Raya Pusat Pasar Setia Amal Jl. Sakti Lubis Gg. Pegawai Kel. Sitirejo Silaturrahim Jl. Pelajar No. 58 Drs. H. Hayat Harahap Taqwa Jl. Demak No. 3 Taqwa Jl. Mahkamah K-36 Thawalib Jl. S.M. Raja Gg. Isa No. 7 Yayasan Zending Islam Indonesia Jl. SM Raja No. 11-A

Dr. H. Ahmad Zuhri, Lc, MA Drs. Usman Batubara Drs. H. Syahlan Harun Mex Zainis Tjaniago H. Syarifuddin Hayat, MA H. Sutan Syahrir Dalimunthe, S.Ag Drs. H. Umar Khatib Drs. H. Muniruddin, M.Ag Drs. M. Zuhri Pulungan H. Hermansyah, S.HI Drs. H. Usman Ismail Prof.DR.H. Haidar Putra Daulay, MA Drs. H. Azwardin Nasution Drs. Tenerman Drs. H.M. Joyo Ahmad Syafii Harahap, S.Ag H. Nahar Abdul Gani, Lc, MA, MA Drs. Fahruddin, MA H. Naziruddin Idris, Lc M. Ramadhan Lubis, S.HI

MEDAN LABUHAN Al-Amal Jl. Banten Gg.Amal No.170 Dusun IX-A Helvet Al-Husin Jl. Raya Blok IX-Griya Martubung Al-Istiqomah Blok IV Griya Martubung Nurul Hidayah Jl. Veteran Lr. Sukoharjo No. 27-A Nurul Ikhwan Jl. Helvetia By Pass Gg. Masjid No. 234 Nurul Khairiyah Jl. Veteran Ujung Psr X Ds Manunggal

Drs. M. Ridwan H.M. Rozi, Lc Drs. M. Syarif Sirait, SH Drs. H. Syarifuddin Nasution Drs. M.M. Hasyim, S.Pd. Muhammad Syahri

MEDAN MAIMUN Abidin Jl. Brigjen Katamso Km.3 Gg. Nira Kel.Kp. Baru Al-Muhajirin PTPN-IV Jl. Letjend. Suprapto No. 2 Al-Mujtahidin Jl. Brigjen Katamso Gg. Lori Kp. Baru Darul Ali Jl. Brigjen Katamso Gg. Nasional No. 20 Jami’ Ash-Sholihin Jl. Brigjen Katamso No. 208 Jami’ ‘Aur Jl. Brigjen Katamso/Kampung Aur Kel. Aur Jami’ Al Fajar Jl. Brigjen Katamso Gg. Alfajar No. 15 Jami’ Jl. Brigjen Katamso Gg. Masjid No. 53 Kp. Baru Muslimin Jl. Juanda (bundaran) Kel. Jati Muslimin Jl. Brigjen Katamso Lingk. II Gg. P.Burung Thoyyibah Jl. Multatuli Lingk. V No. 64

Drs. Zainun Hamidi Drs. H.Waldemar Ghazali Pasaribu Drs. Rizaluddin Siregar H. Mudawali, S.Pd.I H. Sudirman Lubis, Lc Syahril Basroh, S.HI H. Burhanuddin Parinduri, BA H. Irfan Batubara, BA Mahyuddin Siregar, S.Pd.I Drs. Ahmad Yani, MS Drs. H. Rafly Hasan

MEDAN MARELAN Ar-Ridha Jl. Platina Raya Lingk. 21 Kel. Rengas Pulau Ar-Ridha Jl. Jala IX Lingk. IV Paya Pasir Al-Ikhlas Jl. Marelan IX Lingk. VII Kel. Tanah 600 Al-Muslimin Jl. Masjid Pasar V Kel. Rengas Pulau MEDAN PERJUANGAN Amal Jl. Ngalengko Lr. Saudara No. 11 Ar-Rahim Jl. M. Yacub Gg. Langgar Batu No. 24 Ar-Rahmah Jl. Gurilla Gg. Melati No. 5 Al-Amin Jl. Prof. H.M. Yamin SH, 482 Al-Aminin Jl. Pahlawan/Sakti Kel. Pahlawan Al-Falaah Jl. Ibrahim Umar Gg. Sato No. 03 Al-Hidayah Jl. Pahlawan Gg. Anom No.12 Lingk. III Al-Huda Jl. Malaka No. 117 Al-Hurriyah Jl. M. Yakub No. 17 Al-Muslim Jl. Pelita VI Gg. Serayu No. 10 Al-Muslimin Jl. Gerilya No. 1 Hidayatul Ihsaniah Jl. Sentosa Lama Gg. Amana No. 5 Istiqomah Jl. Bambu Runcing/Pahlawan Ikhwaniyah Jl. M. Yacub No. 3 Jamik Ubudiyah Jl. Pelita-I Gg. Tangga Batu 11 Jami’ Sentosa Jl. Sentosa Lama Gg. Perwira No. 1 Malikus Saleh Jl. Gurilla No. 10 Kel. Sei Kera Hilir Syuhada Jl. Pahlawan No. 11 Kel. Pahlawan Taqwa Jl. Pelita II No. 10 Kel. Sidorame Barat Thaharah Jl. Pelita II No. 29 Kel. Sidorame Barat Taufiq Jl. Mesjid Taufiq No. 120 Kel. Tegal Rejo Taqwa Jl. Karantina Asrama Glugur Hong MEDAN PETISAH Amaliyah Jl. M. Idris No. 22 Kel. Sei Putih Timur II Annas Komplek Diskes Jl. Ibus Raya/Jl. Rotan Ar-Ridhwan Jl. Abd. Hamid No. 28 As-Syahaadah Jl. Sikambing Belakang No. 18 Asy-Syura Jl. Surau No. 16 Kel. Sei Putih Timur-I Al-Hidayah Jl. Periuk Gg. Mesjid No. 2 Al-Ihsan Jl. PWS No. 48 Kel. Sei Putih Timur II Al-Ikhwan Jl. Mesjid No. 142 Kel. Sei Putih Tengah Al-Mukarram Jl. Sikambing Gg. Patimura No. 9 Gaudhiyah Jl. Zainul Arifin No. 200A Istiqamah Pasar Petisah Jamik Kebun Bunga Jl. Kejaksaan Kebun Bunga Nurul Haq Jl. Listrik No. 12 Raya Aceh Sepakat Jl. Mengkara No. 2 Taqarrub Jl. Darussalam No. 24 Ubudiyah Jl. Kebun Bunga/Jl. Jend. S. Parman

Maragading Hakim Siregar, S.Ag A. Fachruni Drs. H. Tukiman Zulkarnain Drs. H. Amhar Nasution, MA Tengku Nazarudin H. Nasrun Jami Daulay, MA DR. H.M. Jamil, M.Ag Drs. H. Abdul Karim Rangkuti Drs. H. Sangkot Saragih Drs. H. Nadran Jamal Nasution H. Burhanuddin Noor, Lc H. Bambang Irawan, Hutasuhut, S.HI Prof. DR. Lahmuddin Lbs., M.Ed Drs. Mahmuddin Batubara Mukhlis Muaz, S.HI Drs. H. Jalaris Sagala Drs. H. Sudarno Drs. Pantis Simamora Sarwan Nasution, S.Pd.I DR. H. Hasan Mansur Nst., MA Drs. H. Amrin Siregar Prof. DR. H. Asmuni, MA Drs. H. Amrul Ruad Drs. H. Abdullah Djamil, M.SI Drs. M. Zuhri Pulungan Drs. H. Juanda Sirait Burhanuddin Siagian Drs. H. Azhar Anwar Drs. Nazaruddin Drs. H. Ponu Siregar H.A. Daud Lubis H. Syarifuddin Drs. Zulkifli, S.Pd H.M. Rozali, S.Pd.I Mulya Yasrin Batubara, S.HI H. Zulfiqar Hajar, Lc Edi Yanto Muhalli, MA Drs. H. SarbainiTanjung, Lc, MA Drs. H. Zahiruddin Drs. H.M. Adam, S. Drs. Anshori, A. Badu Amin Nasution, S.Ag Kapten Abdul Latif, S.Ag Drs. Syamsuri Drs. H. Asnan Simbolon Mashur Utama Hasibuan, S.Ag Drs. Mulianto Nasution H. Rizal Syamsuddin, Lc, MA Prof.Dr.H. Hasan Mansyur Nst.,MA Drs. Abdul Jalil Husein Poltak, S.Ag Ahmad Kholidi Nasution

MEDAN SELAYANG Ar-Ridho Jl. Abdul Hakim Pasar I Tanjung Sari Al-Ghufron Jl. Bunga Wijaya Kesuma Pasar IV Al-Ghufron Jl. Suka Baru No. 21 Kel. P. Bulan Al-Ikhlas Jl. Raharja No. 25 Kel. Tg. Sari Al-Ikhlas Pasar VII, Padang Bulan Al-Istiqomah Jl.Sei Asahan Gg. Masjid No. 3 Al-Ikhwan Jl. Bunga Wijaya Kesuma Psr-IV Pd. Bulan Al-Muttaqien Jl. Setia Budi Gg. Tengah No. 11

Al-Muhtadun Jl. Karya Sembada No.179 Kom.Koserna H. Bahrinaldi Baitul Mukmin Jl. Bunga Terompet V No. 6 Kel. P.B.S. Drs. H. Sarikun, M. Jami’ Jl. Pasar I Lingk. VIII Tg. Sari Drs. H. Zakaria Anshori Muslimin Jl. Setia Budi Kel. Tg. Sari H. Qosim Nurseha, Lc Nurul Iman Jl. Penerbangan No.77 Komp.Perhubungan H. Feri Ramadhansyah, Lc Nurul Mukmin Jl. Bunga Kantil 18 Psr VII Pd. Bulan Syamsudin, S.Ag Nurul Mukmin Jl. Bunga Mawar No. 46 Kel. Pd. Bulan Indra Budiman, S.Ag Nurul Mukminin Jl. Kenanga Raya No. 10 Kel. Tg. Sari Drs. H. Irham Hasibuan Nurul Huda Jl. Bunga Asoka No. 117 Asam Kumbang H.M. Herianto Effendi, S.Ag Nurussalam Jl. Bunga Cempaka No.53 P.B. Selayang II Drs. H. Khomaruddin Sagala Taqwa Jl. Bunga Wijaya Kesuma Gg.Masjid Taqwa No.1 K.H. Munawar Khalil Taqwa Jl. Abdul Hakim No. 2 Tg. Sari Drs. Ibnu Hajar Harahap MEDAN SUNGGAL Ar-Rahmat Jl. Mesjid No. 20 Dusun III Desa Helvetia Ar-Ridho Jl. Tut Wuri Handayani Perkamp. Kodam I/BB As-Saajidiin Komplex BTN Dusun III Sei Semayang Al-Amin Jl. Setia Budi No. 202 Kel. Tanjung Rejo Al-Basyir Jl. Garuda No. 78-B Sei Sikambing B. Al-Badar Jl. Binjai Km. 6,8 Medan Al-Falah Jl. Murni No. 27 Tanjung Rejo Al-Huda Jl. Perjuangan No. 44 Tg. Rejo Al-Hikmah Jl. Kiwi No. 7 Sei Sikambing-B Al-Hasanah Jl. Stasiun Dusun I Tg.Gusta Kp. Pertamina Al-Hafiz Jl. Pinang Baris No. 142 Al-Istiqomah Dusun I Desa Pujimulio Al-Ikhlas Jl. Binjai Km. 16.5 Dusun I Aman Damai Al-Ikhlas Jl. Beo No. 15 Sei Sikambing-B Al-Islamiah Jl. Binjai Km.14,5 Gg.Gembira Dsn.V Diski Al-Irma Jl. Rajawali Sei Sikambing-B Al-Jihad Jl. Sunggal No. 129 Al-Muttaqin Jl. Hanura No. 10 Kel. Tanjung Rejo Al-Muhtadin Jl. Setia Budi No. 29 Tanjung Rejo Al-Mukhlisin Jl. Darussamam Jl. Sei Tuan No. 38 Al-Muhajirin Kompl. Pondok Karya Kodam-I/BB Al-Muhajirin Komp.BBLK Industri Jl. Gatot Subroto 7,8 Al-Mu’awanah Jl. Puskesmas I/Jl. Seroja Al-Musabbihin Jl. Masjid Al Musabbihin Blok C TSI Al-Munir Jl. Karya Baru No. 07 Tanjung Rejo Darul Huda Jl. Kasuari No. 53-56 Sei Sikambing-B Isti’adah Jl. Amal No. 4 Kel. Sunggal Istiqamah Jl. Perwira Kel. Lalang Istiqamah Jl. Dr. Mansur No. 155 Kel. Tg. Rejo Ikhwanul Muslimin Dusun VII Gg.Damai D.Paya Geli Jamik Jl. Pinang Baris No. 19 Kel. Lalang Jamik Muh. Jayak Jl.Jend.G.Subroto Km. 5,5 No.184A Nur Amaliyah Jl. Jend. Gatot Subroto Km. 9 Nurul Huda Jl. Sei Serayu No. 38 Kel. Babura Nurul Hikmah PT.Perkebunan Nusantara-III Kandir Mdn Nurul Ikhsan Jl. Kelambir V No. 53-B Kel. Lalang Riyadhussholihin Jl. Sunggal No. 198 Lingk. XIV Raudotussuffah Jl. Pinang Baris Kel. Lalang Raudhatul Fatimah Jl. Swadaya P. Baris Kel. Lalang Syuhada Jl. Balam Lingkungan XIII Sei Sikambing-B Shafiyyatul Amaliyyah Jl. Setia Budi No.191 Tg.Rejo Silaturrahim Jl. Perintis Kemerdekaan D.Sei Semayang Taqwa Jl. Garuda Masjid Taqwa Sei Sikambing-B Taqwa Jl. Merpati Gg. Mushollah Sei Sikambing-B Taqwa Jl. Taqwa Gg. Pendidikan Tanjung Rejo

H. Syamsul A. Adnan H.M. Taufiq Arhad Hesmuri Hafidz, Lc Drs. H. Suparmin Sareh Taufik Hilmi, S.Ag Drs. Burhanuddin Harahap Risqil Asri, S.Pd.I H. Windi Chaldun, Lc H. Syarifuddin, Lc Muhammad Ridwan Drs. Lukmanul Hakim M. Khomeini Drs. Zulkifli Drs. H. Adlan Sirait DR. H.M. Sofyan, Lc, MA Drs. Matseh, S.Pd.I Drs. Mahmuddin Sirait Mayor Inf. H. Jalaluddin Dmt.,S.Ag H. Raden Taufiq Drs. H. Ali Amran Zakaria Affan Suhaidi, MA Drs. Syarifuddin Haris Jauhari Marpaung, S.HI Drs. H.A. Latif Khan Drs. Wahid Hasan H.M. Yusuf, BA Drs. Ma’ad Rais Tarigan Zulmorado Siregar, S.S. Syaipul Asro Dalimunthe, MA Drs. A. Manan Tambak, MA Drs. H.M. Yazid Mufti Lubis Anshari, Lc Drs. Chalid Chair Harahap M. Alfaiz Rusli, S.HI Drs. H.A. Sanusi Luqman, Lc, MA Drs. H. Azhar, AS Drs. Abd. Wahab Kalimantan Nasran Abu Bakar, S.Pd.I Drs. Fakhruddin Nst., S.Pd.I Prof. DR. H. Mohd. Hatta Drs. Irhamuddin, MA Drs. Muchlis, S.Pd.I Sutan Sahrul Sahidan, S.Pd.

MEDAN TIMUR Amaliyah Jl. Perwira II Pulo Brayan Bengkel Amal Ridha Jl. Cemara Pulo Brayan Bengkel Baru Arrahim Jl. Purwosari Gg. Masjid/Puskesmas. P.B.B. Ash-Sholah Jl. Pendidikan No. 39 Kel. Glugur Darat I Al-A’la Jl. Pembangunan I No. 46 Kel. Glugur Darat II Al-Barkah Jl. Setia Jadi Kel.Glugur Barat I Al-Furqoan Jl. Asahan No. 78 Kel. Sidodadi Al-Hidayah Jl. Jawa No. 3 Kel. Gg. Buntu Al-Iman Jl. Sidang Raya, Komp. DPRD Tk. I P.B.Bengkel Al-Ikhlas Jl. Umar No. 71 Kel. Glugur Darat I Al-Ikhlas Jl. Madiosantoso No. 197 P. Brayan Darat Al-Ikhlas Jl. Timor Kel. Gaharu Al-Ihsan Jl. Jemadi No. 34 Pulau Brayan Al-Ikhwan Jl. Prajurit No. 28 Gg. Bali Kel. Glugur Darat Al-Muslimin Jl. Brigjend Bejo/Cemara Gg. Rambutan Al-Ma’ruf Jl. Sidorukun/Wartawan No.99 P.B. Darat II Al-Qudus Jl. Pukat Harimau d/h Jl. Aksara No. 136 Al-Waritsiin Jl. Bilal No. 71 Kel. Pulo Brayan Darat I Bustanul Huda Jl. Perwira I Lingk. VIII P.B. Bengkel Daarul Ma’arif Jl. Damar Raya No. 8 Sidorukun Jamik Jl. Kapten Muchtar Basri, BA Gg. Masjid No. 40 Muttaqin Jl. Pasar III No. 40 Glugur Darat I Nurul Iman Jl. Bambu VI Kel. Durian Nurul Yaqin Jl. Bukit Barisan I No.74 Kel.Glugur Darat II Nur Chadidjah Komp. Wartawan Jl. Letter Press No. 51 Perjuangan 45 Jl. Prof. H.M. Yamin, SH No. 51 Syuhada Jl. Budi Pengabdian No.2 Perum Pemko Mdn Taqwa Jl. Sutomo Ujung Gg. A No. 47 Kel. Durian Taqwa Jl. Rakyat/Lr. Maninjau No. 6 Sidorame Timur Taqwa Jl. Bilal Gg.Keluarga No.74 Kel.P.Brayan Darat I Taqwa Ubudiyah Jl. Bambu III Kel. Durian Taqwa Pulo Brayan Bengkel Taqwa UMSU Jl. Kapten Mukhtar Basri No. 3 Tabligh Tarjih Jl. Mustafa No. 1 G. Darat 1 Kp. Dadap Ulul Albab Jl. Sutomo IAIN-Sumatera Utara

Drs. Asran Nasution Drs. Taharuddin, AG Drs. H. Juliardi Drs. Ahmad Dairabi Butar-butar Drs. Anshari, MA Drs. H. Ramli Asmuni Drs. Mansyur Simangunsong Drs.Ahmad Yani Drs. Husni Ritonga, M.Ag Drs. Nuhyaman Lubis Drs. Khairuddin, MA Drs. Mulkan Daulay Sarman, S.Ag Drs. H. Sarikun Mohd. Al-Farabi, MA Zainuri, S.Ag Drs. Parlaungan Hasibuan Drs. H. Naziruddin Idris, Lc H.M. Thohir Ritonga, Lc Adenan Haris, S.Ag Drs. A.S. Hutapea Drs. H. Ngadimin Hadi Drs. Puji Rahmadi, MA Dr. H. Mahyuddin Nasution, MA Miftahul Khoir, S.HI T. Nazaruddin, S.Ag H. Musohur Siregar, S.Ag Prof. DR. H. Hasyimsyah Nst., MA Umar Siddik Irwan Syahputra, S.Ag, MA DR. Syahrul Nasution, MA Drs. Jamaluddin Pohan Mahmud Yunus Daulay, MA Fakhruddin AR, MA Prof. Dr. Nawir Yuslem, MA

MEDAN TEMBUNG Akbar Baitus Sujud Jl. Metrologi Raya Gg.Karya No. 1 Ar-Ramli Jl. Surya Lingk. XII Kel. Indra Kasih Ash-Shobirin Jl. Pukat Banting II (Mestika) Kel. Bantan An-Nurul Hakimiyah Jl. M. Ya’kub No. 51 Al-Anwar Jl. Willem Iskandar Kel. Indra Kasih Al-Bayan Jl. Gurilla No. 10 Al-Falah Jl. Pukat Banting IV No. 10 Al-Huda Jl. Tuasan Gg. Aman Kel. Sidorejo Hilir Al-Hidayah Jl. Letda Sujono No. 62 Kel. Bdr. Selamat Al-Hikmah Jl. Letda Sujono Gg. Amal No. 5-B Al-Hilal Jl. Belat No. 76-B Al-Ikhlas Lingk. II Kel. Bandar Selamat Al-Ikhlas Jl. Ambai Ujung No. 15-B Kel. Sidoarjo Hilir Al-Istiqomah Komplek Veteran Medan Estate Al-Ijtima’iyah Jl. Letda Sujono No. 152 Al-Muslimun Jl. Pertiwi No. 94-C Kel. Bantan Al-Muqorrobin Jl. Pukat II No. 52 Bantan Timur Al-Izzah Kampus II Pasar V Medan Estate Baiturrahman Kampus Unimed Jl. Williem Iskandar Darul Amin Jl. Letda Sujono Ujung No. 1 Lingk. I Darul Djalal Jl. Taut\Sukaria No. 29 Kel. Sidorejo Hidayatul Muslimin Jl. Bersama No. 105 Lingk. 5 Hidayatul Ubudiyah Jl. Kapten M. Jamil Lubis Ikhlashiyah Jl. Tempuling/Suluh No. 20 Kel. Sidorejo Ikhwaniah Jl. Tuamang No. 47 Kel. Sidorejo Hilir Nurul Iman Jl. Pertiwi Ujung Kel. Bantan Raya Muslimin Jl. Pukat I No. 1 Kel. Bantan Timur Taqwa Jl. Enggang Raya No. 85 Perumnas Medan II Taqwa Jl. Kolam No. 01 Kampus I Medan Estate Taqwa Jl. Letda Sudjono No. 15 Taqwa Ranting Sidorejo Hilir

Saharuddin, S.Pd.I Ir. H. Harmen Abdullah Sani, MA H.M. Basri, M.Ag Shaflin Ali H. Fazrul Hak, Lc, MA Drs. Khairuddin Azan M. Su’ud Tambunan, S.Ag Drs. Ali Amran Drs. M. Ilyas Purba Amrizal Aziz, S.Ag Yulibra, S.Ag Sarman, S.Ag Drs. Asril Pohan, Lc H.A. Sarimonang, Lc, MTh Abdul Halim Ombak Drs. Aswan Lubis Drs. Bahron Nasution Prof. Dr. H. Fakhruddin, MA M. Fahri, S.Ag M. Alamsyah Amir Nasution Drs. Zakaria Drs. Mahadingin Nasution Drs. H. Lahuddin Batubara Ichwan Yusuf, S.Ag Irwansyah, S.HI Mahmud Lubis Drs. H.M. Efendi Batubara Drs. Adri, K. Drs. H. Dalail Ahmad, MA Tumiyar, S.Sos.I Akrim, M.Pd.

MEDAN TUNTUNGAN

MEDAN POLONIA Amaliyah Jl. Balai Desa Gg. Amal No. 43 Kel. Polonia Assakinah Jl. Polonia (Starban) Per. Angkatan Udara Al-Hidayah Jl. Starban Kel. Sari Rejo Al-Hasanah Jl. Teratai No.17-A Lingk.V Kel. Sari Rejo Baitussalam Kosek Hanudnas III Baitut Tahmid KPPBC Tipe A2 Jl. Suwondo No. 1 Bakti Jl. Mongonsidi I Baru No. 11 Dirgantara Lanud Jl. Imam Bonjol No. 52 Hidayatullah Jl. DC. Musi Lingk. I Kel. Sukaramai Silaturrahim Jl. Antariksa No. 64 Kel. Sari Rejo Taufiq Jl. Pendidikan Gg. Taufiq No. 17-D

WASPADA Jumat 13 Mei 2011

Drs. Nasyiruddin, S. Gunawan Wibisono, S.Ag Drs. Darmolen Siregar Drs. Adi Sucipto Drs. DamriTambunan, S.HI, S.Pd.I Drs. H. Hasanul Arifin Nasution Muhyiddin Marnang Saing, S.Pd.I

Azizi Kel. Tanjung Selamat Al-Amin Jl. Pala Raya Perumnas Simalingkar Al-Ikhlash Cengkeh Jl. Cengkeh X No. 1 Kel. Mangga Al-Ikhlash Jl. Nilam 11 No. 1 Perumnas Simalingkar Al-Muttaqin Jl. Jamin Ginting Km. 14 Kel. Sidomulyo Al-Muhajirin Jl. Kopi Raya II Blok A Perum Simalingkar Al-Muhajirin Jl. Seroja Komplek Medan Permai Al-Muhtadin Jl. Kemiri Raya I No.1 Blok-G Simalingkar Al-Razzaq Jl. Sakura Raya Kel. Tanjung Selamat Baitul Rahman Jl. Rami II Perumnas Simalingkar Baiturrahman Jl. Flamboyan I/04 No. 2 Tg. Selamat Iklab Jl. Letjend. Jamin Ginting Km. 12,5 No. 100 Nurul Iman Jl. Irigasi No. 12 Kel. Mangga Nurul Hayat Kompl. LIZARDI Kel. Kemenangan Tani Silaturrahim Jl. Kapas 13 No. 49 P. Simalingkar Taqwa Jl. Sawit Raya Perumnas Simalingkar

Drs. H. Sulaiman Mhd., BA H.M. Irfan El Fuadi Lubis, S.Ag Drs. A. Ghozali Rangkuti Drs. H. Marahalim Hrp., M.Hum Drs. Sontang Muda Faturrahman, S.Ag Drs. Hasran Rawi Junindra Banurea, M.Ag Hasnan, S.Ag Drs. Amrin Yus Abdul Roni, S.Ag Dahlar Effendi, S.Ag Pamonoran Siregar, S.Pd.I Akmaludin Harahap Norman Pian Drs. Tarmizi Lubis

DELI SERDANG Amal Islamiyah Jl. Sudirman Kel. Lubuk Pakam Pekan Ainul Yaqin Jl. Pembangunan IV No. 30 Ar-Ridho Jl. Jati Psr VIII Dusun X Gambir Desa B.Klippa Al-Falah Jl. Pasar V No. 73 Dusun XIV Desa Tembung

M. Nur, S.Ag H. Muniruddin H.A. Halawani, Lc Muhammad Imran, S.Ag


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.