Prakiraan Cuaca Minggu (25/7) Medan 24-34 C
Berastagi 17-280C
R. Prapat 25-340C
Parapat 19-290C
0
Sibolga 23-33 0C
P. Siantar 21-300C
Hujan guntur
Berawan
BMKG Polonia
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017
http://epaper.waspadamedan.com
MINGGU, Wage, 25 Juli 2010/13 Sya’ban 1431 H z No: 23220 Tahun Ke-64
Terbit 20 Halaman (A1-8, B1-12) z z Harga Eceran: Rp 2.500,-
Madina Diguncang Gempa PANYABUNGAN (Waspada): Gempa mengguncang kawasan Kabupaten Mandailing Natal, Sabtu ( 24/7) pagi. Ada dua kali guncangan gempa dengan kekuatan yang sama 6,0 SR yakni terjadi pada
pukul 06:30 dan 09:11. Berdasarkan data dari Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebutkan, lokasi gempa berada di 1.02 Lintang Utara dan 99.50 Bujur Timur dengan kedala-
Waspada/Munir Lubis
Sabbit, warga Kelurahan Dalan Lidang dan bekerja sebagai karyawan toko Metro di kota Panyabungan ketika mendapatkan perawatan di RSUD Panyabungan.
Sejumlah Rumah Dan Sekolah Rusak man 10 kilometer. Pusat gempa berada di 18 Km Barat Laut Panyabungan, 45 Km Tenggara Padangsidimpuan, 113 Km
Tenggara Sibolga, 123 Km Barat Laut Lubuksikaping dan 1140 Km Barat Laut Jakarta. Namun gempa yang sempat
membuat warga di berbagai kecamatan panik, tidak berpotensi tsunami. Keterangan berhasil di-
himpun, gempa bumi berkekuatan 6,0 SR itu merubuhkan bangunan perpustakaan SMP Negeri 3 Panyabungan, na-
mun tidak ada korban jiwa, sementara kegiatan proses belajar mengajar terpaksa dihentikan. Selain merubuhkan bangunan perpustakaan, sejumlah ruang kelas juga rusak pada
bagian plafon dan dindingnya, karena menurut Kepala Sekolah SMPN 3 Panyabungan Mahlil, kejadian gempa memang terasa cukup kuat beberapa menit. Lanjut ke hal A2 kol 1
Waspada/Munir Lubis
Ravita, pelajar SMK Negeri 1 Panyabungan menjalani perawatan karena trauma akibat gempa dan terpaksa mendapatkan perawatan di RSUD Panyabungan.
Masyarakat Desa Sinonoan, Kecamatan Siabu membuat tenda darurat guna mengantisipasi terjadinya gempa susulan.
untuk menggantikan pemakaian vaksin meningitis yang terbuat dari bahan haram bagi para calon haji Indonesia. MUI Pusat, katanya, telah melarang penggunaan vaksin haram asal Belgia. Sebagai gantinya adalah vaksin halal produksi Italia dan China. Dua merek vaksin meningitis halal bagi para calon haji Indonesia yang diputus-
(GSK) dari Belgia dinyatakan haram. Abdullah Syah mengatakan, dengan dipesannya vaksin halal asal Italia dan China itu, dengan sendirinya vaksin asal Belgia tersebut tidak boleh lagi diberikan kepada para calon haji. Pelarangan ini haruslah dipatuhi para petugas Dinas Kesehatan dimana pun, katanya.
Waspada/Munir Lubis
Dinkes Jangan Lagi Beri Vaksin Haram
MEDAN (Antara): Majelis Ulama Indonesia Sumatera Utara (MUI Sumut) meminta petugas Dinas Kesehatan agar tidak lagi memberikan vaksin meningitis haram kepada para calon haji 2010.
“Pemakaian vaksin yang telah dilarang itu disimpan saja jauh-jauh. Tidak perlu dikeluarkan lagi karena ini jelas meresahkan calon haji yang akan berangkat ke Makkah,” kata Ketua MUI Sumut H.Abdullah Syah di Medan, Sabtu (24/7). Pernyataan itu disampaikannya menanggapi kehadiran vaksin meningitis halal
kan MUI Pusat vaksin Menveo Meningococcal group A, C, W135 dan Y Cynnugate milik Novartis Vaccines and Diagnostics dari Italia serta vaksin Me vac ACY W 135 milik Zheiyiang Tianjuan asal China. Seperti disampaikan Ketua Bidang Fatwa MUI K.H.Ma’ruf Amin di Jakarat, 20 Juli lalu, vaksin Mencevax ACYW 135 produksi GlaxoSmithKline
“Bagi petugas kesehatan yang masih tetap melanggar, mereka harus diberi sanksi yang tegas sehingga memberikan efek jera bagi yang lain,” kata guru besar IAIN Sumut itu. Calhaj Aceh Jangan Khawatir Penggunaan vaksin meningitis untuk jamaah calon haji (JCH) embarkasi Banda
50 Persen Paspor Haji Sudah Selesai MEDAN (Waspada) : Lebih kurang 50 persen dari 650 paspor haji tahun 2010, sudah selesai dikerjakan melalui Kantor Imigrasi Polonia Medan. Tahap pertama sudah selesai dikerjakan, menyusul 50 persen atau 325 paspor lagi akan diselesaikan pada tahap kedua dalam waktu dekat. “Alhamdulillah seluruh paspor jamaah calon haji segera selesai dikerjakan,” kata Abdul Rahman, SH, Kepala Kan-
JAKARTA (Antara): Masyarakat Muslim di Indonesia harus yakin bahwa produkproduk olahan, baik makanan maupun kosmetik, itu benarbenar halal sebelum dikonsumsi, kata Hj. Anna Roswiem dari Majelis Ulama Indonesia di Jakarta, Sabtu (24/7). Menurut Anna yang juga Wakil Direktur Bidang Pengkajian Ilmiah Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetika (LPPOM) MUI, sebenarnya yang tidak halal
Lanjut ke hal A2 kol 3
Lanjut ke hal A2 kol 3
TKW Dapat Warisan Majikan Rp 41 Miliar SINGAPURA (Waspada): Seorang pembantu rumah tangga asal Filipina yang bekerja di Singapura mendadak jadi kaya karena memperoleh warisan sekitar Rp 41,5 miliar dari majikannya yang meninggal dunia. Seperti dilaporkan The Straits Times, TKW yang namanya hanya disebut Christine ,47, itu mendapat warisan dari majikannya yang seorang dokter. Almarhum dokter tersebut dalam wasiatnya menyatakan Christine memperoleh warisan karena merawat sang dokter maupun ibunya dengan sangat baik. Dokter Quek Kai Miew meninggal pada tahun lalu dalam usia 66 tahun. Christine juga merawat ibu sang dokter sampai nenek tersebut tutup usia. Saat ditemui, Christine mengaku sangat terpukul ketika Dr Quek meninggal setahun yang lalu. Lanjut ke hal A2 kol 7
ILMUWAN BURU TANDA-TANDA AWAL KEHIDUPAN DI BUMI
Tidak seorang pun tahu kapan terbentuk kehidupan paling awal di atas permukaan bumi ini meski sedikit bukti yang dimiliki para ilmuwan menunjukkan bahwa kehidupan sudah ada tidak lama setelah planet kita terbentuk. l A6
Lanjut ke hal A2 kol 5
Kuas Merek ‘Hogbritle’ Bulunya Dari Babi
tor Imigrasi (Kakanim) Polonia Medan, menjawab wartawan di Bandara Polonia Medan menjelang bertolak ke Jakarta, Sabtu (24/7). Kakanim pada kesempatan itu didampingi Idul Adheman, Kepala unit Tempat Pendaratan Imigrasi (TPI) Bandara Polonia Medan dan staf menyatakan, penyelesaian cepat paspor jamaah haji bagian dari
di kepolisian menyebutkan, pagi itu sekira pk 10:00, tersangka Wd berangkat dari Pangkalan Susu, Kabupaten Langkat dengan menumpang bus Pelangi menuju Palembang. Dari stasiun bus Pelangi, tersangka Wd menumpang beca mesin bermotor (betor) menuju stasiun ALS di Jalan Sisingamangaraja Medan Amplas.
Majelis Ulama Indonesia. “Penggunaan vaksin meningitis tetap kita lakukan bagi JCH asal Aceh, kecuali asal Belgia, sesuai dengan sertifikasi oleh MUI,” katanya. Menurut dia, penggunaan vaksin tersebut tetap mengacu kepada peraturan nasional, sehingga vaksin yang
Muslim Harus Yakin Halal Sebelum Dikonsumsi
Wanita Bawa 15 Kg Ganja Diciduk MEDAN (Waspada): Tertangkap basah membawa tas berisikan 15 Kg daun ganja kering, seorang wanita penumpang Bus ALS diringkus di kawasan Jalan Sisingamangaraja Medan Amplas, Sabtu (24/7) sekira pk 10:00. Dari tangan tersangka Wd, 20, warga asal Lubuklinggau, Sumatera Selatan, petugas Polsekta Patumbak menyita 15 Kg ganja sebagai barang bukti. Informasi yang diperoleh
Aceh ,Provinsi Aceh , masih diterapkan karena produk tersebut dijamin halal kecuali asal Belgia. Kasubag Hukum Humas dan KUB Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh Juniazi di Banda Aceh, Sabtu (24/7) mengatakan, vaksin yang diberikan kepada JCH itu masih diperlukan dan telah melalui proses sertifikasi
Korsel - Korut Panas SEOUL, Korea Selatan (AP): Korea Utara menyatakan tekadnya Sabtu (24/7) bahwa pihaknya akan memberikan respon dengan ‘kekuatan nuklir penangkis’ terhadap latihan militer gabungan Amerika Serikat dan Korea Selatan yang
menurut rencana akan dimulai akhir pekan ini. Pyongyang mengatakan latihan itu bertujuan untuk mengundang provokasi yang akan memancing ‘perang suci pembalasan.’ Korea Utara (Korut) secara rutin mengancam perang bila
Korea Selatan (Korsel) dan AS melakukan latihan militer bersama, yang dilihat Pyongyang sebagai satu gladi untuk menyerangnya. Ancaman terakhir itu disampaikan di Lanjut ke hal A2 kol 1
AP
KAPAL induk bertenaga nuklir AS USS George Washington berlabuh di Busan, Korea Selatan, Sabtu (24/7). Korea Utara memperingatkan bahwa latihan gabungan itu yang dimulai Minggu (25/7) merupakan satu provokasi militer yang akan mengundang satu re s p o n n u k l i r k u a t d a r i Pyongyang.
Risiko Umur Pendek Akibat Banyak Duduk APAKAH anda seorang pekerja kantoran yang lebih banyak melakukan aktivitas di belakang meja? Atau anda seorang pecandu situs jejaring sosial seperti facebook? Mungkin juga anda termasuk penggila game online di internet? Jika anda termasuk salah satu dari tiga kelompok tersebut, maka bisa dipastikan bahwa anda melakukan aktivitas tersebut sambil duduk. Sudah menjadi rahasia umum bahwa banyak masyarakat awam yang menjadi penggemar situs jejaring sosial. Ada sebagian remaja yang lebih banyak menghabiskan waktunya di warung internet sembari membuka situs jejaring sosial atau bermain game online. Hal yang tidak jauh berbeda juga dilakoni kelompok orang-orang dewasa, terutama mereka yang bekerja di kantoran. Di saat waktu senggang, mereka cenderung bermain internet, mengobrol dengan rekan kerja dan lain-lain.
NUANSA & CITARASA PEDESAAN
Hidangan iga sapi yang satu ini memang sedikit berbeda daging iganya cukup tebal, empuk, dengan bumbu yang begitu beraroma. Sauted (tumis) iga sapi dipadukan saus BBQ dan saus lada hitam oriental terasa lebih lezat. Sajian ini tidak menggunakan bahan penyedap dan seratus persen mengandalkan racikan bumbu.
l B1
bukan hanya yang berasal dari babi, dari tanaman juga bisa tidak halal. Hal itu disampaikan Dr.Hj. Anna P. Roswiem, M.S. dalam perbincangan mengenai pengenalan produk dan bisnis halal di “Indonesian International Halal Business and Food” (IHBF) Expo 2010. Menurut Anna, ketidakhalalan suatu produk bisa karena faktor cara memproduksinya, Lanjut ke hal A2 kol 5
Diusir Karena Pakai Pakaian Renang Muslim PARIS (Waspada): Insiden pengusiran pengunjung kolam renang kembali terjadi di Prancis. Dua perempuan muslim diminta meninggalkan sebuah kolam renang di Port Leucate karena masuk ke kolam mengenakan baju renang yang menutupi seluruh tubuh, termasuk kepala. Seperti dikutip dari laman The Telegraph kemarin, dalam kasus ini, dua perempuan muslim yang sedang berenang di sebuah tempat wisata Rives des Corbieres tersebut diminta meninggalkan kolam renang karena dianggap melanggar peraturan kolam renang. Pihak pengelola kolam renang hanya mengizinkan pengunjung mengenakan bikini konvensional atau baju Lanjut ke hal A2 kol 7
Tanpa disadari, mereka lebih banyak menghabiskan waktunya sehari-hari hanya dengan duduk, tanpa ada aktivitas lain yang lebih menyehatkan. Sebuah penelitian di Amerika mengindikasikan bahwa sedantary life style (gaya hidup yang sedikit pergerakan), cenderung membuat usia mereka semakin pendek. Hal ini disampaikan sejumlah ahli setelah melakukan penelitian terhadap lebih dari 12.000 orang dewasa. “Pesan dari hasil penelitian ini adalah orang harus memahami bahwa semua hal yang dilakukan setiap hari memiliki konsekuensi. Bila pekerjaan mengharuskan anda banyak duduk, harus diimbangi dengan aktivitas fisik yang mengeluarkan energi,” kata Dr Jay Brooks, ahli hematologi dan onkologi. Manfaat olahraga bagi orang yang kegemukan (obesitas) sudah lama digaungkan. Namun, efek dari kebiasaan terlalu
Lanjut ke hal A2 kol 3
BERSIH MASJID, JAMAAH JUGA BERSIH
Jumat (23/7), dicanangkan program yang mulia yakni gerakan Bersih Masjid se-Sumatera Utara oleh Gubsu H Syamsul Arifin, SE.
l B5
Tampilan baju renang untuk Muslim perempuan.
AP
MENIKMATI HOMESTAY DI PERAK
Ada banyak cara untuk melepas kepenatan selama beraktivitas. Salah satunya melakukan refreshing atau berwisata bersama keluarga. Namun harus diingat berwisata ke lokasi yang menarik tetapi tidak alami tidak menjamin dapat menghilangkan kepenatan.
l B11
Prakiraan Cuaca Minggu (25/7) Medan 24-34 C
Berastagi 17-280C
R. Prapat 25-340C
Parapat 19-290C
0
P. Siantar 21-300C Berawan
Sibolga 23-330C Hujan guntur
BMKG Polonia
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017
http://epaper.waspadamedan.com
MINGGU, Wage, 25 Juli 2010/13 Sya’ban 1431 H z No: 23220 Tahun Ke-64
z Edisi Luar Kota
Terbit 24 Halaman (A1-8, B1-8, C1-8) z z Harga Eceran: Rp 2.500,-
Madina Diguncang Gempa 6 SR PANYABUNGAN (Waspada): Gempa mengguncang kawasan Kabupaten Mandailing Natal, Sabtu ( 24/7) pagi. Ada dua kali guncangan gempa dengan kekuatan yang sama 6,0 SR yakni terjadi pada pukul 06:30 dan 09:11. Berdasarkan data dari Ba-
dan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyebutkan, lokasi gempa berada di 1.02 Lintang Utara dan 99.50 Bujur Timur dengan kedalaman 10 kilometer. Pusat gempa berada di 18 Km Barat Laut Panyabungan, 45 Km Tenggara Padangsidimpuan, 113 Km
Waspada/Munir Lubis
Sabbit, warga Kelurahan Dalan Lidang dan bekerja sebagai karyawan toko Metro di kota Panyabungan ketika mendapatkan perawatan di RSUD Panyabungan.
Sejumlah Rumah Dan Sekolah Rusak
Tenggara Sibolga, 123 Km Barat Laut Lubuksikaping dan 1140 Km Barat Laut Jakarta. Namun gempa yang sempat membuat warga di berbagai kecamatan panik, tidak ber-
potensi tsunami. Keterangan berhasil dihimpun, gempa bumi berkekuatan 6,0 SR itu merubuhkan bangunan perpustakaan SMP Negeri 3 Panyabungan, na-
mun tidak ada korban jiwa, sementara kegiatan proses belajar mengajar terpaksa dihentikan. Selain merubuhkan bangunan perpustakaan, sejum-
lah ruang kelas juga rusak pada bagian plafon dan dindingnya, karena menurut Kepala Sekolah SMPN 3 Panyabungan Mahlil, kejadian gempa memang terasa cukup kuat selama
beberapa menit. Untuk menghindari adanya gempa susulan, pihak sekolah SMP yang berada di Gunungtua Panyabungan itu, terpaksa memulangkan seluruh siswanya. Akibat gempa kuat mengguncang Panyabungan, se-
orang karyawan toko Sabbit, 34, warga Kel. Dalan Lidang mengalami luka di bagian kepala akibat tertimpa reruntuhan genteng toko tempatnya bekerja, setelah mendapatkan perawatan di RSUD Lanjut ke hal A2 kol 1
Waspada/Munir Lubis
Ravita, pelajar SMK Negeri 1 Panyabungan menjalani perawatan karena trauma akibat gempa dan terpaksa mendapatkan perawatan di RSUD Panyabungan.
Waspada/Munir Lubis
Masyarakat Desa Sinonoan Kecamatan Siabu membuat tenda darurat guna mengantisipasi terjadinya gempa susulan.
Dinkes Jangan Lagi Beri Vaksin Haram
MEDAN (Antara): Majelis Ulama Indonesia Sumatera Utara (MUI Sumut) meminta petugas Dinas Kesehatan agar tidak lagi memberikan vaksin meningitis haram kepada para calon haji 2010.
“Pemakaian vaksin yang telah dilarang itu disimpan saja jauh-jauh. Tidak perlu dikeluarkan lagi karena ini jelas meresahkan calon haji yang akan berangkat ke Makkah,” kata Ketua MUI Sumut H.Abdullah Syah di Medan, Sabtu (24/7). Pernyataan itu disampaikannya menanggapi kehadiran vaksin meningitis halal
untuk menggantikan pemakaian vaksin meningitis yang terbuat dari bahan haram bagi para calon haji Indonesia. MUI Pusat, katanya, telah melarang penggunaan vaksin haram asal Belgia. Sebagai gantinya adalah vaksin halal produksi Italia dan China. Dua merek vaksin meningitis halal bagi para calon haji Indonesia yang diputus-
kan MUI Pusat vaksin Menveo Meningococcal group A, C, W135 dan Y Cynnugate milik Novartis Vaccines and Diagnostics dari Italia serta vaksin Mevac ACY W 135 milik Zheiyiang Tianjuan asal China. Seperti disampaikan Ketua Bidang Fatwa MUI K.H.Ma’ruf Amin di Jakarat, 20 Juli lalu, vaksin Mencevax ACYW 135 produksi GlaxoSmithKline
(GSK) dari Belgia dinyatakan haram. Abdullah Syah mengatakan, dengan dipesannya vaksin halal asal Italia dan China itu, dengan sendirinya vaksin asal Belgia tersebut tidak boleh lagi diberikan kepada para calon haji. Pelarangan ini haruslah dipatuhi para petugas Dinas Kesehatan dimana pun, katanya.
“Bagi petugas kesehatan yang masih tetap melanggar, mereka harus diberi sanksi yang tegas sehingga memberikan efek jera bagi yang lain,” kata guru besar IAIN Sumut itu. Calhaj Aceh Jangan Khawatir Penggunaan vaksin meningitis untuk jamaah calon haji ( JCH) embarkasi Banda
Waspada/Gito Rolis
Petugas Bea Cukai sedang memperlihatkan barang bukti shabu seberat 158 gram terbungkus rapi menjadi 6 bungkus yang disembunyikan di dalam botol sabun yang berisi sabun cair.
Bea Cukai SIM Gagalkan Penyelundupan SS 158 gram BANDA ACEH (Waspada): Petugas Bea Cukai Bandara Sultan Iskandar Muda (SIM) menggagalkan penyelundupan shabushabu (SS) seberat 158 gram senilai Rp 225 juta. “Shabu-shabu dikemas dan dimasukkan ke dalam botol sabun,” kata Kepala Seksi Penindakan dan Penyidikan Edy Safutra kepada wartawan, Sabtu (24/7) di Kantor Bea Cukai Banda Aceh. Edy menjelaskan, penangkapan dilakukan pada Jumat (23/7) sekitar pukul 12:20 pesawat Air Asia AK-305 tiba dari Kuala Lumpur, Malaysia di Bandara Internasional Sultan Iskandar Muda Banda Aceh dengan penumpang sebanyak 136 orang. Lanjut ke hal A2 kol 3
TKW Dapat Warisan Majikan Rp 41 Miliar SINGAPURA (Waspada): Seorang pembantu rumah tangga asal Filipina yang bekerja di Singapura mendadak jadi kaya karena memperoleh warisan sekitar Rp 41,5 miliar dari majikannya yang meninggal dunia. Seperti dilaporkan The Straits Times, TKW yang namanya hanya disebut Christine ,47, itu mendapat warisan dari majikannya yang seorang dokter. Almarhum dokter tersebut dalam wasiatnya menyatakan Christine memperoleh warisan karena merawat sang dokter maupun ibunya dengan sangat baik. Dokter Quek Kai Miew meninggal pada tahun lalu dalam usia 66 tahun. Christine juga merawat ibu sang dokter sampai nenek tersebut tutup usia. Saat ditemui, Christine mengaku sangat terpukul ketika Dr Quek meninggal setahun yang lalu. Lanjut ke hal A2 kol 7
ILMUWAN BURU TANDA-TANDA AWAL KEHIDUPAN DI BUMI
Tidak seorang pun tahu kapan terbentuk kehidupan paling awal di atas permukaan bumi ini meski sedikit bukti yang dimiliki para ilmuwan menunjukkan bahwa kehidupan sudah ada tidak lama setelah planet kita terbentuk. l A6
Lanjut ke hal A2 kol 3
Majelis Ulama Indonesia. “Penggunaan vaksin meningitis tetap kita lakukan bagi JCH asal Aceh, kecuali asal Belgia, sesuai dengan sertifikasi oleh MUI,” katanya. Menurut dia, penggunaan vaksin tersebut tetap mengacu kepada peraturan nasional, sehingga vaksin yang Lanjut ke hal A2 kol 5
Muslim Harus Yakin Halal Sebelum Dikonsumsi
Wanita Bawa 15 Kg Ganja Diciduk MEDAN (Waspada): Tertangkap basah membawa tas berisikan 15 Kg daun ganja kering, seorang wanita penumpang Bus ALS diringkus di kawasan Jalan Sisingamangaraja Medan Amplas, Sabtu (24/7) sekira pk 10:00. Dari tangan tersangka Wd ,20, warga asal Lubuklinggau, Sumatera Selatan, petugas Polsekta Patumbak menyita 15 Kg ganja sebagai barang bukti. Informasi yang diperoleh di kepolisian menyebutkan, pagi itu sekira pk 10:00, tersangka Wd berangkat dari Pangkalan Susu, Kabupaten Langkat, dengan menumpang bus Pelangi menuju Palembang dengan menumpang jasa bus angkutan ALS. Dari stasiun bus Pelangi, tersangka Wd menumpang beca mesin bermotor (betor) menuju stasiun ALS di Jalan Sisingamangaraja Medan Amplas. Namun, saat sebelum berangkat ke Palembang, persis di pool bus ALS, tas milik tersangka Wd diperiksa polisi. Ternyata, dalam tas tersebut
Aceh ,Provinsi Aceh , masih diterapkan karena produk tersebut dijamin halal kecuali asal Belgia. Kasubag Hukum Humas dan KUB Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Aceh Juniazi di Banda Aceh, Sabtu (24/7) mengatakan, vaksin yang diberikan kepada JCH itu masih diperlukan dan telah melalui proses sertifikasi
Kuas Merek ‘Hogbritle’ Bulunya Dari Babi
AP
KAPAL induk bertenaga nuklir AS USS George Washington berlabuh di Busan, Korea Selatan, Sabtu (24/7). Korea Utara memperingatkan bahwa latihan gabungan itu yang dimulai Minggu (25/7) merupakan satu provokasi militer yang akan mengundang satu respon nuklir kuat dari Pyongyang.
JAKARTA (Antara): Masyarakat Muslim di Indonesia harus yakin bahwa produkproduk olahan, baik makanan maupun kosmetik, itu benarbenar halal sebelum dikonsumsi, kata Hj. Anna Roswiem dari Majelis Ulama Indonesia di Jakarta, Sabtu (24/7). Menurut Anna yang juga Wakil Direktur Bidang Pengkajian Ilmiah Lembaga Pengkajian Pangan, Obat-obatan, dan Kosmetika (LPPOM) MUI, sebenarnya yang tidak halal
bukan hanya yang berasal dari babi, dari tanaman juga bisa tidak halal. Hal itu disampaikan Dr.Hj. Anna P. Roswiem, M.S. dalam perbincangan mengenai pengenalan produk dan bisnis halal di “Indonesian International Halal Business and Food” (IHBF) Expo 2010. Menurut Anna, ketidakhalalan suatu produk bisa karena faktor cara memproduksinya, Lanjut ke hal A2 kol 5
5 Tentara AS Tewas Akibat Bom Diusir Karena Pakai KABUL, Afghanistan (AP): Lima tentara Amerika tewas Sabtu (24/7) akibat serangkaian pe ngeboman di selatan Afghanistan di mana pasukan internasional meningkatkan serangannya terhadap Taliban, kata sejumlah pejabat. Empat dari korban tewas dalam satu ledakan tunggal, kata NATO dalam pernyataannya tanpa memberikan penjelasan tentang kebang-
saan atau yang lainnya. Seorang tentara Amerika lainnya tewas dalam satu serangan terpisah di selatan, kata NATO. Para pejabat AS — yang tidak ingin disebutkan jatidirinya — membenarkan yang tewas itu semua tentara Amerika. Kematian terakhir itu meningkatkan jumlah tentara internasional yang tewas di Afghanistan menjadi 75 orang
bulan ini, termasuk 56 tentara Amerika. Pasukan pimpinan AS saat ini meningkatkan operasinya terhadap Taliban di daerah selatan yang dikenal sebagai kubu kelompok perlawanan itu, dengan harapan pemerintah Afghanistan dapat memperluas pengawasannya di daerah bergolak tersebut. Lanjut ke hal A2 kol 3
Risiko Umur Pendek Akibat Banyak Duduk APAKAH anda seorang pekerja kantoran yang lebih banyak melakukan aktivitas di belakang meja? Atau anda seorang pecandu situs jejaring sosial seperti facebook? Mungkin juga anda termasuk penggila game online di internet? Jika anda termasuk salah satu dari tiga kelompok tersebut, maka bisa dipastikan bahwa anda melakukan aktivitas tersebut sambil duduk. Sudah menjadi rahasia umum bahwa banyak masyarakat awam yang menjadi penggemar situs jejaring sosial. Ada sebagian remaja yang lebih banyak menghabiskan waktunya di warung internet sembari membuka situs jejaring sosial atau bermain game online. Hal yang tidak jauh berbeda juga dilakoni kelompok orang-orang dewasa, terutama mereka yang bekerja di kantoran. Di saat waktu senggang, mereka cenderung bermain internet, mengobrol dengan rekan kerja dan lain-lain.
NUANSA & CITARASA PEDESAAN
Hidangan iga sapi yang satu ini memang sedikit berbeda daging iganya cukup tebal, empuk, dengan bumbu yang begitu beraroma. Sauted (tumis) iga sapi dipadukan saus BBQ dan saus lada hitam oriental terasa lebih lezat. Sajian ini tidak menggunakan bahan penyedap dan seratus persen mengandalkan racikan bumbu.
l B1
Pakaian Renang Muslim PARIS (Waspada): Insiden pengusiran pengunjung kolam renang kembali terjadi di Prancis. Dua perempuan muslim diminta meninggalkan sebuah kolam renang di Port Leucate karena masuk ke kolam mengenakan baju renang yang menutupi seluruh tubuh, termasuk kepala. Seperti dikutip dari laman The Telegraph kemarin, dalam kasus ini, dua perempuan muslim yang sedang berenang di sebuah tempat wisata Rives des Corbieres tersebut diminta meninggalkan kolam renang karena dianggap melanggar peraturan kolam renang. Pihak pengelola kolam renang hanya mengizinkan pengunjung mengenakan bikini konvensional atau baju Lanjut ke hal A2 kol 7
Tanpa disadari, mereka lebih banyak menghabiskan waktunya sehari-hari hanya dengan duduk, tanpa ada aktivitas lain yang lebih menyehatkan. Sebuah penelitian di Amerika mengindikasikan bahwa sedantary life style (gaya hidup yang sedikit pergerakan), cenderung membuat usia mereka semakin pendek. Hal ini disampaikan sejumlah ahli setelah melakukan penelitian terhadap lebih dari 12.000 orang dewasa. “Pesan dari hasil penelitian ini adalah orang harus memahami bahwa semua hal yang dilakukan setiap hari memiliki konsekuensi. Bila pekerjaan mengharuskan anda banyak duduk, harus diimbangi dengan aktivitas fisik yang mengeluarkan energi,” kata Dr Jay Brooks, ahli hematologi dan onkologi. Manfaat olahraga bagi orang yang kegemukan (obesitas) sudah lama digaungkan. Namun, efek dari kebiasaan terlalu
Lanjut ke hal A2 kol 3
BERSIH MASJID, JAMAAH JUGA BERSIH Jumat (23/7), dicanangkan program yang mulia yakni gerakan Bersih Masjid se-Sumatera Utara oleh Gubsu H Syamsul Arifin, SE.
l B5
Tampilan baju renang untuk Muslim perempuan.
AP
MENIKMATI HOMESTAY DI PERAK
Ada banyak cara untuk melepas kepenatan selama beraktivitas. Salah satunya melakukan refreshing atau berwisata bersama keluarga. Namun harus diingat berwisata ke lokasi yang menarik tetapi tidak alami tidak menjamin dapat menghilangkan kepenatan.
l B11
Berita Utama
A2 Pemko Benda Aceh Tetap Tertibkan Bangunan Liar BANDA ACEH (Antara): Pemerintah Kota (Pemko) Banda Aceh tetap akan menertibkan bangunan liar yang tidak berizin guna mewujudkan kota bersih, indah dan nyaman di Provinsi Aceh. “Penertiban bangunan-bangunan ilegal dan menyalahi aturan tetap kita lakukan, meski banyak rintangan yang harus dihadapi petugas penertiban,” kata Wakil Walikota Banda Aceh Illiza Sa’aduddin Djamal di Banda Aceh, Sabtu (24/7). Ia mengakui peristiwa anarkis massa dua pekan lalu mengakibatkan kerusakan terhadap dua unit armada petugas Satpol PP sehingga telah berdampak psikologis terhadap pelaksanaan tugas aparatur penertiban itu. “Dampak psikologis petugas pascaamuk massa itu mengakibatkan kegiatan rutin penertiban terhenti, namun kami tetap berkomitmen menegakkan Perda terkait guna mewujudkan Banda Aceh sebagai kota bersih, indah, dan nyaman,” kata dia menjelaskan. Peristiwa amuk massa itu terjadi usai petugas Satpol PP merubuhkan bangunan yang diduga ilegal di pinggir jalan yang berada di kawasan Kecamatan Lueng Bata, awal Juli 2010. “Kejadian itu menjadi bahan evaluasi bagi kami dan dalam waktu dekat penertiban akan dilaksanakan kembali,” katanya. Ia juga minta petugas Satpol PP untuk bersikap dan bertindak secara profesional dalam menjalankan tugasnya, tidak arogan dan sesuai dengan tata cara yang telah ditetapkan. Penertiban yang dilakukan Pemko Banda Aceh di antaranya Pedagang Kaki Lima (PKL), bangunan tanpa izin, kanopi yang mengganggu sarana publik lainnya dan ternak berkeliaran di dalam kota. Pemko juga akan menertibkan gelandangan dan pengemis, angkutan umum yang menurunkan penumpang di luar terminal terpadu, serta melakukan penyeragaman cat toko. Penertiban juga dilakukan di pasar tradisional, perparkiran, taman hutan kota serta penegakan Syariat Islam. Pemko Banda Aceh mengimbau dan mengharapkan dukungan serta kesadaran masyarakat untuk mewujudkan keindahan dan kenyamanan kota berpenduduk sekitar 230 ribu jiwa tersebut. “Selain kekurangan personel Satpol PP, kami juga berharap dukungan dan kesadaran dari seluruh komponen masyarakat,” kata Illiza.
Tiga Mahasiswa Pengunggah Video Porno Ariel Ditangkap BANDUNG (Antara): Tiga pemuda yang diduga mahasiswa Unpad Jatinangor, Sumedang, Jawa Barat, ditangkap pihak kepolisian atas tuduhan sebagai pengunggah video porno Ariel, Luna Maya dan Cut Tari. Wakapolsek Jatinangor AKP Supratno kepada pers di Jatinangor, Sumedang, Sabtu (24/7) mengatakan penangkapan yang dilakukan pihak kepolisian dari Mabes Polri, berlangsung cepat dan tidak banyak diketahui masyarakat, penangkapan dilakukan di daerah kost-kostan kawasan Sayang, Kecamatan Jatinangor, Kabupaten Sumedang. Informasi yang dihimpun menyebutkan, pihak kepolisian yang melakukan penangkapan dilakukan oleh Mabes Polri. “ Iya penangkapan di sekitar Sayang, tepatnya di belakang mal Jatos,” tutur Wakapolsek Jatinangor AKP Supratno kepada membenarkan terkait penangkapan tiga mahasiswa Unpad semalam kepada wartawan. Dirinya belum mengetahui pasti kronologis sebenarnya, karena baru mendapat kabar dari anggota saya tadi malam. “ Belum tahu nama-nama yang ditangkap, serta laporan detailnya, karena datanya ada dikanit,” ujar Wakapolsek. Diduga ketiga mahasiswa tersebut, ikut terlibat dalam proses pengunggahan video porno mirip ketiga artis tersebut.
Madina Diguncang... (Lanjutan dari hal 1) Panyabungan, korban langsung diperbolehkan pulang. “Dua kali diguncang gempa dengan kekuatan yang sama 6,0 SR yakni pada pukul 06:30 dan 09:11 Sabtu pagi tadi, membuat warga Panyabungan dan sekitarnya panik dan berhamburan menyelamatkan diri,” ujar Ahmad Husein Lubis, 37, warga Panyabungan II. Menurut keterangan berhasil dihimpun, korban jiwa akibat gempa itu tidak ada, namun kerusakan maupun korban luka akibat tertimpa bangunan yang runtuh dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan pertolongan medis. Hasil amatan Waspada di RSUD Panyabungan, seorang siswi kelas I SMK Negeri 1 Panyabungan bernama Ravita mengalami trauma dan terus memanggil-manggil ibunya yang bertempat tinggal di pantai barat Madina tepatnya di Kecamatan Natal. Begitu gempa terjadi, Revita mendapatkan kabar bahwa pusat gempa berada di Natal, sehingga dia trauma, akibat teringat akan kejadian gempa melanda daerah itu beberapa waktu lalu,yang mengakibatkan terjadinya tsunami dan seterusnya memikirkan nasib kedua orangtuanya di daerah itu. Kepanikan juga dirasakan warga masyarakat di Kecamatan Kotanopan.”Kekuatan gempa terasa kuat,sehingga saya terpaksa berlari keluar rumah sambil mengendong anak,” ujar Rani,37 warga kecamatan itu. Hal yang sama juga dirasakan sejumlah pedagang di pekan Pasar Kotanopan. Ratusan pedagang pendatang di pasar tersebut terpaksa menolong keluarganya di rumah, karena mereka takut terjadi hal-hal tidak diinginkan karena mereka merasakan guncangan gempa terasa kuat di daerah tersebut. Demikian juga halnya di sekolah-sekolah SD, SLTP dan SLTA hampir di seluruh daerah itu, seluruh pelajar berhamburan keluar ruangan sambil berteriak akibat guncangan gempa. Umumnya para pelajar merasa takut terjadi gempa susulan lebih kuat dan merubuhkan bangunan sekolah mereka. Sementara, Nursofiah, 25, Sumiati, 35, Siti Sakdiah, 30, warga Desa Hutaraja, Kec. Siabu terluka akibat tertimpa tembok pagar sebuah musollah. Anggota DPRD Madina Ali Hanafiah, mengatakan, kekuatan gempa tidak begitu kuat dirasakan masyarakat Natal, namun warga merasa belum nyaman, karena takut akan terjadi gempa susulan yang mengakibatkan bencana tsunami. Sementara Sekretaris Satlak Madina M.Sahnan Pasaribu ketika dihubungi melalui telefon selularnya mengatakan, sampai saat ini warga Madina belum ada yang berada dipengungsian. “Yang kita temui hanya tiga rumah di Desa Tanggabosi yang rusak dan rubuh, masing-masing rumah Parnantian Pulungan, Zuriah Pulungan dan Isak Nasution,” katanya. Ketua DPRD As Imran Kahitamy Daulay, SH yang dihubungi membenarkan sejumlah rumah dan bangunan sekolah yang rusak akibat guncangan gempa tersebut.” Rumah yang rubuh kemungkinan besar akibat konstruksinya tidak memenuhi standar, karena ada yang tidak memakai besi,” sebutnya. Bupati Madina dihubungi melalui Kabag Humasy M. Taufik Lubis, SH. MM membenarkan, guncangan gempa membuat
Jawaban Problem Catur, Dari Halaman Sport. 1. ......., Kxf2.2. Bxf3, Kh3+ (Jika 2. BxKf2, Bb1+. 3. Bf1, Bg2+. 4. Rh1, BxB+mat).3. Rh1, Bb7-b2.4. Bf3-f2, KxB+.5. Rg2, Kg4+.6. Rf3, g5.7. hxg5, Be3+.8. Rf4, Bb7 (Jika 8. ...., Rg6. 9. Bf3, Putih tidak mati 10 langkah).9. g6+, Rxg6. 10. Be1, Bf7+mat.
warga di berbagai kecamatan di Madina panik dan berhamburan keluar ruma. Pantauan Waspada, Sabtu (24/7), gempa yang mengguncang daerah Padanglawas sekitar pukul 09:30 mengejutkan warga dan tidak sedikit warga yang lari keluar rumah, termasuk Bupati Padanglawas Basyrah Lubis yang sedang bersantai di pendodpo dekat lapangan merdeka Sibuhuan juga ikut keluar rumah pendopo.(a24/a32)
Pemerintah Percepat Penyaluran Beras Raskin JAKARTA (Antara): Menteri Perdagangan Mari Elka Pangestu mengatakan pemerintah akan mempercepat penyaluran beras bersubsidi (raskin) untuk mendukung upaya menstabilkan harga beras. “Ada keluaran beras untuk raskin tiap akhir bulan. Kita akan percepat untuk menjaga kestabilan harga,” katanya usai melihat stok beras di Gudang Bulog Kelapa Gading, Jakarta Utara, Sabtu (24/7). Menurut Direktur Pelayanan Publik Perum Bulog Sutono, alokasi beras kualitas medium bersubsidi seharga Rp1.600 per kilogram untuk bulan Agustus dan September 2010 akan disalurkan dalam bulan Agustus. “Akan disalurkan pada awal bulan dan pekan ketiga
Agustus, sekitar 530 ribu ton untuk dua bulan,” katanya. Penyaluran alokasi beras bersubsidi untuk bulan Oktober 2010 juga akan dimajukan ke bulan September 2010. Menurut dia, percepatan penyaluran beras bersubsidi akan efektif membantu meredam kenaikan harga beras di pasaran. “Ketika diterima rumah tangga sasaran, ini akan menurunkan permintaan dan akan mempengaruhi harga,” katanya.
Risiko Umur... (Lanjutan dari hal 1) banyak duduk, jarang diungkap. Beberapa penelitian memang menunjukkan adanya kaitan antara durasi duduk dan penyakit diabetes atau jantung. Namun, belum ada yang secara khusus melihat kaitan antara mortalitas dan kebiasaan terlalu lama duduk. Dalam studi yang dipublikasikan dalam American Journal of Epidemiology, para ahli menganalisa jawaban kuesioner yang diisi lebih 123.216 orang yang tidak punya riwayat penyakit. Mereka berpartisipasi dalam studi Cancer Prevention II. Para peneliti mengikuti kesehatan para responden selama 14 tahun sejak 1993. Selama kurun waktu penelitian, mayoritas responden meninggal karena penyakit jantung daripada kanker. Setelah mempertimbangkan berbagai faktor risiko, termasuk indeks massa tubuh dan merokok, wanita yang menghabiskan enam jam sehari untuk duduk memiliki risiko kematian 37 persen lebih besar dibanding dengan rekannya yang hanya duduk selama tiga jam. Secara umum, orang yang terlalu banyak duduk dan tidak pernah berolahraga memiliki risiko kematian lebih tinggi lagi, yakni 94 persen pada wanita dan 48 persen pada pria. Olahraga teratur, bahkan yang dilakukan sebentar, akan mengurangi risiko kematian akibat kebiasaan duduk lama. “Semakin lama anda duduk, makin sedikit energi yang dipakai. Hal ini lama-lama bisa menyebabkan kegemukan dan berpengaruh pada metabolisme,” kata Dr. Alpa Patel, ahli epidemiologi dari American Cancer Society. Menurutnya, otot tubuh terutama otot kaki, jika jarang digerakkan akan merangsang atau menekan beberapa hormon yang berpengaruh pada trigliserida, kolesterol yang berujung pada meningkatnya risiko penyakit jantung. Sementara itu, ahli jantung dan pembuluh darah RSU Dr. Pirngadi Medan dr. Amran Lubis, SpJP(K), FIHA membenarkan bahwa orang yang terlalu banyak duduk dan sedikit bergerak menyebabkan aliran darah di dalam tubuh menjadi lambat (stasis). Akibatnya, akan terjadi penumpukan fragmen-fragmen dalam darah seperti lemak sehingga pada akhirnya akan merusak lapisan pembuluh darah. Selain itu, lanjut Amran, orang yang ’kecanduan’ bermain internet seperti situs jejaring sosial dan game online memiliki kecenderungan untuk mengkonsumsi snack (makanan ringan) yang tergolong memiliki kalori cukup tinggi. Bahkan, bagi orang dewasa yang merokok, bisa dipastikan akan lebih banyak menghabiskan rokok selama bermain internet. “Mereka mengkonsumsi snack untuk menghilangkan rasa jenuh karena terlalu lama bermain internet. Tanpa disadari, kebiasaan tersebut menimbulkan risiko kegemukan dan meningkatkan kadar kolesterol dalam darah sehingga memicu terjadinya penyakit jantung koroner,” tambah Amran. Karena itu, Amran mengingatkan para pekerja kantoran terutama bagi mereka yang gemar bermain internet agar melakukan aktivitas atau pergerakan tubuh yang seimbang. Dalam hal ini, mereka harus melakukan olahraga fisik seperti berlari, bersepeda, berenang dan lain-lain minimal tiga kali dalam seminggu. “Setiap aktivitas fisik tersebut harus dilakukan selama 30 menit. Yang paling penting, pilihlah olahraga yang digemari sehingga aktivitas fisik tersebut dilaksanakan secara rutin dan berkesinambungan,” demikian Amran.(m26) Bea Cukai SIM... (Lanjutan dari hal 1) Dari hasil pengawasan dan profiling penumpang dicurigai beberapa orang penumpang di antaranya Inisial HBS, 28, asal Samalanga, warga Dusun Rawa Sakti Jeulingke Syiah Kuala Kota Banda Aceh yang kedapatan membawa shabu-shabu. Kemudian dilakukan pemeriksaan mendalam terhadap barang bawaannya berupa tas koper merk polo berwarna coklat muda, ditemukan 6 bungkus shabu-shabu (methampetamine) dengan berat 158 gram yang disembunyikan di dalam botol sabun yang berisi sabun cair dan telah dibuktikan dengan hasil pengujian laboratorium di Balai Pengujian dan Identifikasi Barang (BPIB) Medan Nomor S-560/WBC.02/BPIB/2010 tanggal 23 Juli 2010. Atas penemuan barang itu petugas Bea dan Cukai langsung berkoordinasi dengan pihak Direktorat Narkoba Polda NAD untuk pengembangan selanjutnya. Menurut pengakuan tersangka, sabun cair berisi 6 bungkus barang terlarang tersebut diterima di Kuala Lumpur Malaysia dari seorang laki-laki yang berinisial D dengan imbalan Rp3.000.000 yang akan diberikan di Aceh oleh seorang lakilaki yang berinisial M selaku penerima barang. Kasat II Dit Narkoba Polda Aceh AKBP Heru Sukanto mengatakan, Aceh telah masuk jaringan internatinal peredaran shabu, karena banyak jalur masuk yang dimanfaatkan pengedar.(gto/b02)
Lebih lanjut dia menjelaskan tahun ini pemerintah menyediakan beras bersubsidi sekitar 2,9 juta ton. Selama bulan Januari-Juni 2010, setiap rumah tangga sasaran mendapat jatah pembelian beras bersubsidi sebanyak 13 kilogram dan pada Juli-Desember 2010 setiap rumah tangga sasaran bisa membeli 15 kilogram beras bersubsidi. Data Badan Ketahanan Pangan Kementerian Pertanian menunjukkan, stok beras bulan Juli 2010 sebanyak 9.871.927 ton, cukup untuk memenuhi kebutuhan beras sampai tiga bulan mendatang. Namun selama beberapa hari terakhir ini harga beras
mengalami kenaikan karena ada penurunan hasil panen padi di berbagai daerah. Menurut data Kementerian Perdagangan, harga ratarata nasional beras yang pada 22 Juli sebanyak Rp6.531 per kilogram naik menjadi Rp 6.540 per kilogram pada 23 Juli . Sutono mengatakan hari Sabtu(24/7)harga beras kualitas medium naik antara Rp 200 sampai Rp300 per kilogram sedangkan harga beras kualitas premium naik antara Rp600 sampai Rp800 per kilogram. Pemerintah berusaha menstabilkan harga dengan melakukan operasi pasar beras dan mempercepat penyaluran beras Raskin.
Tiga Gempa Bumi Keras Guncang Filipina Selatan MANILA, Filipina (AP/Antara/Reuters): Tiga gempa bumi besar di bawah permukaan laut menghantam selatan Filipina dalam jarak beberapa menit antara satu sama lainnya Sabtu (24/7) dinihari, namun guncangan itu demikian dalam untuk menyebabkan kerusakan berat. Satu gempa bumi berkekuatan 6,8 skala Richter mengguncang Teluk Moro di lepas pantai Mindanao pada pukul 06:08 pagi (sekitar pukul 05:08 WIB). Gempa itu berpusat kirakira 95 km di baratdaya Cotabato City di kedalaman 607 km, kata Institut Volkanologi dan Seismologi Filipina (PIVS). Satu gempa yang lebih keras dengan kekuatan 7,1 skala Richter melanda lokasi yang sama dengan kedalaman yang hampir sama pada pukul 06:51 pagi (kira-kira pukul 05:51 WIB),yang disusul gempa bumi lainnya pada pukul 07:15 pagi (kira-kira 06:15 WIB), dengan kekuatan yang sama, demikian kata institut. Gempa bumi juga terlalu jauh di kedalaman untuk dapat menimbulkan tsunami. Guncangan gempa amat terasa dan berlangsung selama lebih dari 10 detik di Cotabato City, kata pakar seismologi lokal Reiner Amilbahar. “Gempa itu tidak menyebabkan kepanikan di kalangan warga,” katanya. Gugusan kepulauan Filipina berada di apa yang disebut Pacific Ring of Fire di mana gempa bumi adalah hal biasa. Kawasan itu diapit oleh Samudera Pasifik sampai ke timur dan selatan Laut China ke barat dengan kawasan parit bawah laut — pemicu gempa paling potensial — yang membentang di sepanjang pantai. Satu gempa bumi berkekuatan 7,9 skala Richter dapat membangkitkan gelombang tsunami di Teluk Moro di selatan pada tahun 1976, yang menewaskan hampir 5.00 orang. Gempa bumi yang berkekuatan 7,7 skala Richter pada tahun 1990 menewaskan hampir 2.000 orang di pulau utama di utara, Luzon. (m07)
50 Persen Paspor Haji Sudah Selesai MEDAN (Waspada) : Lebih kurang 50 persen dari 650 paspor haji tahun 2010, sudah selesai dikerjakan melalui Kantor Imigrasi Polonia Medan. Tahap pertama sudah selesai dikerjakan, menyusul 50 persen atau 325 paspor lagi akan diselesaikan pada tahap kedua dalam waktu dekat. “Alhamdulillah seluruh paspor jamaah calon haji segera selesai dikerjakan,” kata Abdul Rahman, SH, Kepala Kantor Imigrasi (Kakanim) Polonia Medan, menjawab wartawan di Bandara Polonia Medan menjelang bertolak ke Jakarta, Sabtu (24/7). Kakanim pada kesempatan itu didampingi Idul Adheman, Kepala unit Tempat Pendaratan Imigrasi (TPI) Bandara Polonia Medan dan staf menyatakan, penyelesaian cepat paspor jamaah haji bagian dari pelayanan ibadah haji kepada jamaah. “Ini juga pelayanan ibadah kepada tamu-tamu Allah yang akan berangkat ke tanah suci pada musim haji 2010, penyelesaian paspor tersebut ditambah waktu Sabtu bahkan Minggu,” ujarnya. Menurut Abdul Rahman, penyelesaian paspor jamaah haji melalui kantor Imigrasi Bandara Polonia Medan, termasuk sedikit dibandingkan penyelesaian di Kantor Imigrasi Jalan Binjai bahkan di Belawan. Mungkin, kalau penyelesaian melalui Imigrasi Jalan Binjai dan Belawan agak membludak, bakal ada penambahan lagi untuk penyelesaian paspor haji melalui kantor Imigrasi Polonia yang berada di Jalan Mangkubumi Medan. “Sekarang selama pembuatan paspor melalui proses on line, semua memudahkan baik petugas Imigrasi maupun jamaah calon haji itu sendiri mendapat pelayanan maksimal dan cepat,” ujarnya. (m32)
Pasukan Bantuan Keamanan Internasional (ISAF) NATO mengatakan, empat orang tersebut tewas setelah serangan yang melibatkan bom rakitan (IED), senjata utama yang dikerahkan oleh Taliban dalam perjuangan mereka. Seorang wanita jurubicara ISAF membenarkan tewasnya keempat tentara Amerika itu. Insiden tersebut terjadi di Afghanistan selatan, di mana perang semakin sengit, kata pernyataan ISAF. Kematian tersebut menjadikan 396 tentara asing tewas selama tahun ini, dibanding 520 selama 2009. Perhitungan AFP berdasarkan data yang diperoleh dari laman Internet icasualties.org menunjukkan jumlah tentara asing yang tewas sejak pemberontakan di Afghanistan pada 2001 mencapai 1.964. Dari jumlah itu 1.204 di antaranya serdadu Amerika. IED adalah penyebab utama kematian tentara asing, menurut para perwira militer, yang mengatakan penggunaan bom rakitan tersebut meningkat pada saat Taliban berusaha menyesuaikan dengan peningkatan kekuatan pertahanan pasukan asing. (m07)
Muslim Harus.... (Lanjutan dari hal 1) misalnya, menggunakan bahan-bahan yang tidak halal, seperti pada produk saos cabai, bahan untuk ekstraknya berasal dari hewan. “Jika hewan yang diproses tidak sesuai syariat adalah haram,” katanya menegaskan. Dia juga menjelaskan semua produk yang menggunakan bahan baku dari babi sudah jelas haram, seperti kuas. Jika menemukan tulisan “hogbristle” pada gagang kuas, bulu kuas tersebut berasal dari bulu babi. Bulu kuas yang kaku juga kemungkinan berasal dari bulu babi, sedangkan kuas kosmetik kebanyakan menggunakan bulu kelinci. Pada produk makanan, seperti cokelat, semua produk coklat memakai alkohol dalam pembuatannya, sedangkan Islam mengharamkan umatnya mengonsumsi alkohol. Menurut fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI) alkohol boleh digunakan asal tidak berasal dari industri minuman. Selain itu, residu alkohol yang terkandung dalam makanan tidak boleh mengganggu kesehatan, yaitu di bawah satu persen. “Jika ada cokelat yang memiliki kandungan alkohol lebih dari satu persen, lebih baik tinggalkan,” katanya menganjurkan. Produk makanan dalam kemasan juga banyak menggunakan bahan baku gelatin yang bisa terbuat dari bulu atau kulit hewan, seperti babi, sapi, dan ikan. Gelatin banyak digunakan pada produk makanan ringan seperti jelly. “Jadi, kita harus benar-benar memastikan makanan maupun kosmetik yang kita pakai halal tidak menggunakan bahan-bahan yang diharamkan atau melalui proses yang tidak sesuai syariat,” katanya menambahkan.
Wanita Bawa 15 Kg... (Lanjutan dari hal 1)
Dinkes Jangan Lagi... (Lanjutan dari hal 1)
5 Tentara AS... (Lanjutan dari hal 1)
berisikan baju-baju dan 3 bal berisi daun ganja kering. Setelah diperiksa ternyata ganja tersebut seberat 15 kg. Kepada polisi, tersangka Wd mengaku barang tersebut titipan dari seorang lelaki kepadanya saat berada di dalam bus Pelangi sedangkan barang tersebut nantinya akan dijeput sesampainnya di pool bus ALS. “Tas berisi ganja itu titipan dari seorang lelaki yang tak dikenal saat naik di tengah jalan menuju Medan dari Pangkalan Susu,” aku tersangka Wd. Kapolsekta Patumbak AKP Wahyuddin mengatakan, barang terlarang itu akan dikirim ke Jakarta melalui jalur darat sedangkan asal ganja diduga dari Provinsi Aceh. “Tersangka Wd masih menjalani pemeriksaan, sedangkan pemilik ganja masih dalam pelacakan,” ujar AKP Wahyuddin. (cat)
digunakan bagi JCH itu terbebas dari cairan babi. Vaksin meningitis yang diberikan lewat suntikan bagi JCH berguna untuk mencegah penyakit meningokokus, yakni penyakit radang selaput otak dan selaput sumsum tulang yang terjadi secara akut dan cepat menular. Penyakit meningitis mengakibatkan kerusakan otak, hilangnya pendengaran, hingga kematian. Juniazi menyatakan, pihaknya berharap jamaah calon haji Aceh untuk tidak khawatir terhadap penggunaan vaksin tersebut, sebab MUI telah melakukan penelitian terhadap produk yang dijamin kehalalannya. Pada 2010, sebanyak 3.924 orang akan diberangkatkan ke tanah suci Makkah, Arab Saudi, sesuai dengan jatah yang diberikan pemerintah setelah mendapat penambahan sekitar 325 dari 3.599 orang jatah 2009.
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Pemerintah Aceh Tangani Dua Beban Besar BANDA ACEH (Antara): Wakil gubernur (Wagub) Aceh Muhammad Nazar menyatakan secara umum ada dua beban besar yang hingga kini masih ditangani pemerintah dan masyarakat Aceh, yakni dampak karena konflik dan bencana tsunami. “Kedua beban itu meninggalkan berbagai persoalan rumit. Lebih rumit lagi, di dalam persoalan itu yakni manakala sedang diselesaikan maka masih ditimpa lagi dengan berbagai pandangan yang lebih rumit dan sering destruktif dilakukan berbagai individu dan institusi,” katanya di Banda Aceh, Sabtu (24/7). Wagub menyebutkan pernyataan tersebut juga disampaikan secara tertulis kepada masyarakat Aceh di luar negeri dan mendiami beberapa negara yang menggelar konferensi di Aalborg, Denmark pada akhir pekan ini. Ia menyatakan jika Pemerintah Aceh hanya menyelesaikan pembangunan fisik seperti infrastruktur, perumahan dan lainlain tidak terlalu bermasalah karena bisa dilakukan asalkan tersedia anggaran, konsultan, kontraktor, tukang, bahan material dan buruh. “Tapi penyelesaian fisik itu segera bermasalah dan terhambat manakala di dalam dan sekelilingnya dipenuhi dengan kultur konflik serta kelemahan sosial orang Aceh yang muncul karena berbagai faktor, termasuk akibat konflik berkepanjangan yang selalu melahirkan kekurangan baru di dalam masyarakat,” tambahnya. Kultur konflik dan kelemahan itu, menurutnya menjelma menjadi hambatan sosial dalam membangun dan menyelesaikan Aceh, diantaranya adalah kecurigaan yang tinggi, susah berterima kasih, kebebasan tanpa kontrol dan sesuka hati. “Substansinya adalah semua kultur konflik dan kelemahan prilaku sosial itu menjadi penghambat pembangunan serta kemajuan Aceh dalam bidang apapun, bahkan cenderung destruktif terhadap apa yang telah ada dan sedang dibangun,” tambahnya. Oleh karena itu, Wagub Muhammad Nazar menyatakan pembangunan di Aceh harus diseimbangkan antara fisik dan non fisik, malah pada saat yang sama harus dilakukan langkah yang lebih signifikan menciptakan masyarakat pro pembangunan. Untuk itu, katanya membangun Aceh memang tidak bisa dilakukan sepenuhnya seperti tertuang dalam buku dan teori atau rencana pembangunan teoritis yang sudah disusun, selama masyarakat pro pembangunan dalam arti luas belum lahir. “Apalagi kultur menaikkan penumpang di jalan masih kental dan menganggu mereka yang telah membeli tiket lebih awal. Artinya sebahagian terjadi di luar perencanaan karena adanya tekanan yang tidak sehat,” jelas dia menambahkan. Karena itu strategi penguatan sumberdaya manusia bidang pendidikan, kesehatan, kebudayaan/peradaban, perekonomian serta agama dalam makna dan praktek benar harus ditempatkan sebagai prioritas pembangunan dominan, sedangkan infrastruktur menjadi penyangga utama menyukseskan seluruh prioritas tersebut, kata Wagub.
1.702 Calon Mahasiswa Baru UMSU TA 2010/2011 MEDAN (Waspada): Pelaksanaan test ujian masuk dengan mata ujian TPA (test potensi akademik) yang merupakan kemampuan untuk memasuki perkuliahan di Perguruan Tinggi diikuti 1.925 orang calon mahasiswa baru Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) TA 2010/2011 yang mendaftar pada gelombang I berlangsung sukses bertempat di Kampus III UMSU Jl Kapten Mukhtar Basri. Dari hasil rapat panitia penerimaan mahasiswa baru (Penmaru) UMSU dan pihak rektorat sebanyak 1.702 orang dinyatakan lulus dimana 11 orang mendapat nilai tertinggi, 78 orang dibebaskan test dan sisanya sebanyak 134 orang dinyatakan tidak lulus. Demikian disampaikan Rektor UMSU Drs Agussani MAP dan Ketua Penmaru UMSU Drs H Armansyah MM melalui Kepala Biro Humas UMSU, Anwar Bakti kepada wartawan di ruang kerjanya, Sabtu (24/7). Disebutkan Anwar, 78 calon mahasiswa baru tersebut dibebaskan test karena merupakan 5 besar di sekolahnya dan hal ini diperkuat dengan rekomendasi dari Kepala Sekolah masing-masing. Tapi bebas test ini hanya berlaku untuk peserta test ujian masuk untuk calon mahasiswa baru pendaftaran gelombang I saja. Sedangkan ke 11 peserta test ujian masuk yang mendapat nilai tertinggi (rangking 11 besar) yakni Muhammad Yan Indra untuk program studi (Prodi) Pendidikan Bahasa & Sastra Indonesia, Rima Elviana untuk Prodi Manajemen, Yunita Hendrina dan Novita Sari Putri untuk Prodi Akuntansi, Luthfia Diwinta Angerawi untuk Prodi Agronomi. Menyusul Saadatul Awaliyah Batubara untuk Prodi Pendidikan Bhs Inggris, Muhammad Kamsir Marta untuk Prodi Akuntansi, Yuwanda Azwan untuk Prodi Teknik Mesin, Muhammad Rais untuk Prodi Akuntansi, Nurhanida untuk Prodi Pendidikan Bhs Inggris dan Muhammad Muhshi Abdullah untuk Prodi Akuntansi. Lanjut Anwar, ke 11 orang tersebut agar segera melapor ke panitia Penmaru dan Biro Administrasi Keuangan UMSU, sedangkan peserta yang tidak lulus pada ujian gelombang I diberi kesempatan mengikuti ujian gelombang II sesuai jadwal yang ditetapkan dengan terlebih dahulu mendaftarkan diri kembali. Bagi calon mahasiswa baru yang lulus test ujian masuk gelombang I agar melakukan pendaftaran ulang mulai tanggal 20 Juli s/d 31 Agustus 2010 dari pukul 08.00 s/d 17.30 Wib pada tempat yang telah ditetapkan dengan menunjukkan kartu tanda peserta ujian (asli). Kemudian membayar SPP minimal tahap I, biaya SKS berdasarkan mata kuliah yang diambil dan Dana Pengembangan Pendidikan (DPP), menyertakan surat keterangan sehat dan test urine (dapat diperoleh di klinik UMSU secara gratis), menyediakan 1 (satu) lembar materai Rp 6.000 serta melengkapi data dan dokumen daftar ulang seperti fotocopy ijazah dan lainnya. (m29 )
TKW Dapat... (Lanjutan dari hal 1) “Kami tak terpisahkan dan aku harus tinggal bersama keponakannya untuk mencari penghiburan setelah ia meninggal. Ini memilukan karena saya lebih lama melihat Dr Quek daripada dengan ibu sendiri.” katanya seperti yang dilansir Surabaya Post, Sabtu (24/7). Christine berkata dirinya tidak akan berubah walau kini kaya. “Saya tidak memikirkan uang itu, aku sama seperti sebelumnya dan bukan sebagai orang kaya,” ujarnya. “Saya masih sama seperti sebelumnya. Aku tidak bisa berperilaku berbeda hanya karena sekarang punya uang. Teman-teman sesama TKW asal Filipina juga tidak membeda-bedakan saya,” Harta itu justru kini seolah memenjarakan Christine karena dia terpaksa menyembunyikan identitas demi keamanan diri dan keluarga di Filipina. Menurut Christine, keluarganya bisa jadi terancam diculik untuk uang tebusan jika penjahat tahu identitasnya. Demi alasan itu juga kini Christine mengajukan status permanent resident ke Singapura.(VIVAnews) Diusir Karena Pakai... (Lanjutan dari hal 1) renang one-piece dengan alasan kebersihan. Insiden ini terjadi kurang dari dua pekan setelah para anggota parlemen Prancis melakukan pemungutan suara untuk mencekal busana yang menutupi tubuh dan muka, termasuk kerudung, di tempat umum. Insiden ini masih berbuntut panjang. Kepolisian menerima komplain dari seorang staf kolam renang yang mengaku kalau suami dari salah satu perempuan yang diusir mengancamnya menggunakan bola bowling. Sedangkan suami perempuan yang dimaksud juga mengajukan gugatan, menuduh seorang personel keamanan memukulinya. Tahun lalu, seorang perempuan Muslim di Prancis dilarang berenang di kolam renang umum. Pasalnya, dia mengenakan burkini (dari kata ‘bikini’ dan ‘burka’) — pakaian renang yang sering digunakan perempuan yang ingin menutupi aurat saat berenang. (VIVAnes)
A3
Sumut-Aceh
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Aksi Missionaris Melanggar Hukum Dan Harus Ditindak Tegas
WASPADA Pemimpin Umum Dr. Hj. Rayati Syafrin Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab H. Prabudi Said Wakil Pemimpin Umum/Wapemred H. Teruna Jasa Said Redaktur Pelaksana H. Azwir Thahir, H. Sofyan Harahap Pemimpin Perusahaan Dr. Hj. Rayati Syafrin Wakil Pemimpin Perusahaan Drs.H.Bahtiar Tanjung
WASPADA
Dewan Redaksi: H. Prabudi Said, H. Teruna Jasa Said, H. Azwir Thahir, H. Sofyan Harahap, H. Akmal Ali Zaini, H. Muhammad Joni, Edward Thahir, M. Zeini Zen, Hendra DS.
Redaktur Berita: H. Akmal Ali Zaini. Redaktur Kota: Edward Thahir. Redaktur Sumatera Utara: M. Zeini Zen. Redaktur Aceh: Rizaldi Anwar. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara & Features: Gito Agus Pramono. Plt. Redaktur Opini: Dedi Sahputra. Redaktur Ekonomi: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Olahraga: Johnny Ramadhan Silalahi. Redaktur Minggu/Humas: Hendra DS, Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat. Asisten Redaktur: Rudi Faliskan (Berita) Zulkifli Harahap, Muhammad Thariq (Kota Medan), Feirizal Purba, H. Halim Hasan, Diurna Wantana (Sumatera Utara), T. Donny Paridi (Aceh), Armansyah Thahir (Aceh, Otomotif), Austin Antariksa (Olahraga, Kreasi), Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata), Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi), T. Junaidi (Hiburan), Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zein (Remaja), Anum Purba (Keluarga)), Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan). Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Iklan: Hj. Hilda Mulina, Rumondang Siagian (Medan), Lulu (Jakarta). Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamsir (Sumut), Aji Wahyudi (Aceh).
Wartawan Kota Medan (Umum): H. Erwan Effendi, Muhammad Thariq, Zulkifli Harahap, David Swayana, Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Feirizal Purba, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Ayu Kesumaningtyas, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Surya Effendi, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Hasanul Hidayat, Aidi Yursal, Rustam Effendi. Wartawan Kota Medan (bidang khusus): H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Austin Antariksa, Dedi Riono (Olahraga), Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said (Foto), Armansyah Thahir (Otomotif), Dedek Juliadi, Hajrul Azhari, Syahrial Siregar, Khairil Umri (Koran Masuk Sekolah/KMS). Wartawan Jakarta: Hermanto, H. Ramadhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian W, Aji K. Wartawan Sumatera Utara: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung (Binjai), H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu (Deli Serdang), Eddi Gultom (Serdang Bedagai), H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim (Stabat), Chairil Rusli, Asri Rais (Pangkalan Brandan), Dickson Pelawi (Berastagi), Muhammad Idris, Abdul Khalik (Tebing Tinggi), Mulia Siregar, Edoard Sinaga (Pematang Siantar), Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait (Simalungun), Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan (Batubara), Nurkarim Nehe, Bustami Chie Pit, Sapriadi (Asahan), Rahmad Fansur Siregar (Tanjung Balai), Indra Muheri Simatupang (Aek Kanopan), H. Nazran Nazier, Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan (Rantau Prapat), Hasanuddin (Kota Pinang) Edison Samosir (Pangururan), Jimmy Sitinjak (Balige), Natar Manalu (Sidikalang), Arlius Tumanggor (Pakpak Bharat) Parlindungan Hutasoit, Marolop Panggabean (Tarutung), Zulfan Nasution, Alam Satriwal Tanjung (Sibolga/Tapanuli Tengah), H. Syarifuddin Nasution, Balyan Kadir Nasution, Mohot Lubis, Sukri Falah Harahap (Padang Sidimpuan), Sori Parlah Harahap (Gunung Tua), Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman Nasution (Sibuhuan), Munir Lubis (Panyabungan), Bothaniman Jaya Telaumbanua (Gunung Sitoli). Wartawan Aceh: H. Adnan NS, Aldin Nainggolan, Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Jaka Rasyid (Banda Aceh), Iskandarsyah (Aceh Besar), Bustami Saleh, M. Jakfar Ahmad, Jamali Sulaiman, Arafat Nur, M. Nasir Age, Fakhrurazi Araly, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun (Lhokseumawe), Muhammad Hanafiah (Kuala Simpang), H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, Agusni AH, H. Samsuar (Langsa), Musyawir (Lhoksukon), Muhammad H. Ishak (Idi), HAR Djuli, Amiruddin (Bireuen), Bahtiar Gayo, Irwandi (Takengon), Muhammad Riza, H. Rusli Ismail (Sigli), T. Zakaria Al-Bahri (Sabang), Khairul Boang Manalu (Subulussalam), Zamzamy Surya (Tapak Tuan), Ali Amran, Mahadi Pinem (Kutacane), Bustanuddin , Wintoni (Blangkejeren), Khairul Akhyar, Irham Hakim (Bener Meriah), Tarmizi Ripan, Mansurdin (Singkil), Muhammad Rapyan (Sinabang).
Semua wartawan Waspada dilengkapi kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi
Hubungi kami KANTOR PUSAT Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 4150858, Faks: (061) 4510025 KANTOR PERWAKILAN Bumi Warta Jaya Jalan Kebon Sirih Timur Dalam No. 3 Jakarta 10340 Tel: (021) 31922216, Faks: (021) 3140817. Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C Banda Aceh 23122 Tel & Faks: (0651) 22385 Jalan Iskandar Muda No. 65 Lhokseumawe. Tel: (0645) 4219 Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412 Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada Komisaris Utama: Tribuana Said Direktur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM SIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tgl. 25 Februari 1988 Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002 Percetakan: PT Prakarsa Abadi Press Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 6612681 Isi di luar tanggung jawab percetakan Harga iklan per mm kolom: BW Rp. 11.000,- FC Rp. 30.000,Halaman depan BW Rp. 33.000,- Halaman depan FC Rp. 90.000,Ukuran kolom: 40,5 mm
Tokoh Agama Nasrani Dukung Program Idham/Timbas BINJAI (Waspada): Tiga tokoh agama nasrani di Kota Binjai mendukung kemenangan Idaham/Timbas Tarigan untuk memimpin Kota Binjai lima tahun ke depan.Kemenangan 71 persen menunjukkan pasangan Idaman merebut hati rakyat. Kemenangan pasangan nomor 8 diharapkan membangun bias Kota Binjai secara bersama seluuh umat. Pendeta GKPI Edwin Sianipar, Jumat( 23/7) menyebutkan, sebagai umat Kristen harus mendukung walikota yang terpilih. Jika tidak mau merugi dan menunjukkan keikutsertaan umat Kristen membangun Kota Binjai, Edwin berharap Idaman harus benar-benar membangun tanpa pilih kasih. Pendeta Pentakosta Indonesia M Sitohang dan Pdt Bethel Hutabarat, Pdt Jerusalem Baru Malau mengemukakan, sebagai warga yang baik siapa pun walikotanya wajib didukung dalam program kerja untuk lima tahun ke depan. M.Sitohang minta Idaham memperhatikan masyarakat berekonomi lemah dari agama manapun, tetapi sebaga rakyat Binjai dan jangan mempersulit pembangunan rumah ibadah yang sesuai dengan aturan berlaku. Isabiddin Gunturdari tokoh Budha menyatakan Umat Budha Binjai mendukung Kepemimpinan Walikota yang terpilih Idaham untuk menbangun Kota Binjai ke depan. (a03)
Alasan Sakit, Polisi Gagal Periksa Wabup Aceh Utara BANDA ACEH (Waspada): Tim Penyidik Ditreskrim Polda Aceh gagal memeriksaWakil Bupati Aceh Utara Syarifuddin terkait kasus dugaan korupsi dana APBD tahun 2008 sebesar Rp220 miliar. Penundaan pemeriksaan terhadap yang bersangkutan karena Kuasa Hukum Wakil Bupati Aceh Utara Jafaruddin, SH. MH, PhD dari JF & Associates Advocates & Legal Consultans telah mengajukan Permohonan Penundaan Pemeriksaan kepada penyidik. Kabid Humas Polda Aceh Kombes Pol Drs Farid Ahmad Soleh yang dihubungi Waspada, Jumat (23/7) mengatakan, dalam surat bernomor 14/JF/VII/2010 tanggal 22 Juli 2010, kuasa hukum Wakil Bupati Aceh Utara itu sedang sakit dan perlu istirahat. “Surat kuasa hukum Wakil Bupati Aceh Utara itu turut melampirkan surat keterangan dari dokter dari RSUD Pirngadi Medan Bahagian Nerologi yang menyebutkan yang bersangkutan sedang sakit dan perlu istirahat selama tiga hari, dari tanggal 22 sampai 24 Juli 2010,” kata Kabid Humas. (b09)
Waspada/Andi Nasution
MACET: Dump truk membawa galian C mogok di Jalan Pertahanan, Desa Patumbak Kampung, Kec. Patumbak, Kab. Deliserdang, menimbulkan kemacetan sekira satu kilometer selama satu jam. Foto direkam, Kamis (22/7) siang. Padahal dump truk membawa galian C tersebut sudah dilarang pemerintah setempat untuk beroperasi, namun masih saja membandel.
Hasil Rapat Muspida Plus
Pilkada Ulang Madina Direncanakan Awal 2011 PANYABUNGAN (Waspada): Pemungutan suara ulang pemilihan kepala daerah ( Pilkada) Kab. Mandailing Natal,di 23 kecamatan direncanakan digelar awal tahun 2011 atau sekitar bulan Februari atau Maret 2011. Rencana penetapan waktu pelaksaan Pilkada ulang Madina itu terjawab setelah pihak-pihak yang berkompoten seperti Ketua DPRD Madina, Unsur Muspida Plus, KPUD, Dinas Keuangan dan Aset Daerah serta Kesbanglinmas Madina melakukan rapat guna menindaklanjuti keputusan Mahkamah Konstitusi tentang pencoblosan ulang di ruang rapat bupati di perkantoran Payaloting Panyabungan, Jumat (23/7) sore. Bupati Madina H Amru Daulay, SH yang dijumpai usai rapat menjelaskan, pencoblosan ulang itu merupakan hal yang baru, karena selama ini di dalam Undang-undang Pilkada itu yang dikenal hanya putaran kedua. “Jadi bukan hanya menyangkut dana, tetapi juga menyangkut proses dan prosedur, apakah kertas suara yang lama boleh dipakai, apakah proses tahapannya diulang dari semula, apakah pendaftarannya diulang dari semula, sehingga pihak KPUD Madina tidak mau mengambil resiko,mereka harus berkonsultasi kepada KPU Sumut dan Pusat,” katanya. Amru mengatakan, tindak lanjut pelaksaan Pilkada ulang Madina memerlukan persiapan yang benar-benar matang dalam berbagai aspek secara signifikan. “Meskipun untuk Pilkada ulang itu diperlukan waktu relatif agak panjang,itu dikarenakan cukup banyaknya aspek yang harus dibicarakan oleh berbagai pihak berkompoten khususnya menyangkut biaya dan prosedur,” ungkapnya. Pelaksanaan pesta demokrasi ulang Madina lanjut Amru Daulay, harus disesuaikan dengan kemampuan daerah, jadi besar kemungkinan akan dibebankan kepada APBD TA 2011, namun berapa biaya yang dibutuhkan belum bisa diputuskan, karena secara hukum kertas suara yang dipakai dalam Pilkada 9 Juni 2010 lalu tidak bisa dipakai lagi harus dicetak ulang. “Jadi molornya waktu Pilka-
da ulang Madina dengan alasan anggaran untuk pembiayaan dan prosedur pesta demokrasi itu sendiri. Prosedurnya pihak KPUD tidak bisa menjanjikan biasa dilaksanakan dengan segera. Yang terpenting adalah menyangkut biaya. Dari mana biayanya, enak saja kita menyebut biaya tapi dari mana, besok kita diperiksa BPK, BPKP dan KPK kan kita kacau,” tegasnya. Ditanya tentang masa jabatan Bupati Madina saat ini akan berakhir September 2010 mendatang, Amru Daulay mengemukakan tidak ada masalah karena pemerintah ataupun Mendagri akan segera mengangkat penjabat Bupati Madina yang akan membawahi hal itu. Sementara Ketua KPUD Madina Jefri Anthoni, SH didampingi anggota Sobir Lubis, Raimah Siregar, Hollad Daulay dan Evi mengatakan, rapat hari itu merupakan langkah evaluasi terhadap Pemilukada 9 Juni 2010 lalu. Putusan MK tentang Pilkada ulang serta persiapan awal terkait dengan putusan MK tersebut. Menurutnya,Pilkada ulang Madina direncanakan akan digelar Februari atau Maret 2011,sehingga ada beberapa tahapan yang harus dilalui KPU, yakni persiapan dan pelaksanaan pemungutan suara ulang. Masih kata Jefri, pelaksanaan Pilkada ulang tidak sama dengan pelaksanaan Pilkada putaran kedua. Pilkada ulang yang pernah terjadi di beberapa daerah adalah pemungutan suara di beberapa Tempat Pemungutan Suara (TPS) saja. Namun yang terjadi untuk Kab. Madina sesuai putusan MK adalah Pilkada ulang di seluruh kecamatan terdapat di daerah itu. “Inilah yang menjadi persoalan sulit bagi kami, dan kita akan terus melakukan kebijakan atau penetapan dengan berkoordinasi dengan seluruh instansi terkait terutama atasan kami di Pusat dan Provinsi, menyangkut teknis dan sistemnya,” jelasnya ketika ditemui usai rapat. Lebih lanjut Jefri memaparkan, anggaran yang ditetapkan untuk Pilkada ulang Madina juga belum diputuskan. Apalagi anggaran tersisa selama pelaksanaan Pilkada lalu belum tentu bisa digunakan untuk Pilkada ulang. Karena, belum ada dasar hukum yang ditemukan untuk hal itu. “Kita tidak mau melakukan suatu program yang tidak ada
dasar hukumnya, begitu juga dengan penggunaan anggaran Pilkada ulang, meskipun masih ada tersisa dananya. Kami tidak bisa mengambil kebijakan untuk menggunakan anggaran tersebut karena kami belum menemukan dasar hukumnya,” pungkasnya. Dikatakan,terkait putusan MK itu, perlu dilaksanakan persiapan awal Pilkada ulang. Berbagai aspek teknis dan penganggarannya agak tidak menyalahi aturan harus dibicarakan dengan berbagai pihak berkompoten.”Kami memperkirakan anggaran biaya yang diperlukan untuk pelaksaan Pilkada ulang di Madina membutuhkan dana cukup besar,bisa mencapai Rp17 hingga Rp18 miliar untuk semua pihak penyelenggara,” sebutnya. Pelaksanaan pencoblosan ulang nanti memerlukan kesiapan yang benar-benar matang dan kondusivitas harus mantap. Demi tetap terjaganya kekondusifan daerah Jefri Anthoni berharap agar semua pihak tidak melakukan wacana serta riakriak yang bisa merugikan masyarakat. kesiapan yang benarbenar matang dan kondusivitas cukup mantap. “Dalam pelaksanaan Pilkada ulang,kesemua pasangan calon bupati dan wakil bupati diharapkannya untuk kembali membangun komitmen yang intinya tidak akan menciderai pesta demokrasi yang akan digelar nantinya,”pintanya. Sementara Sobir Lubis,SH anggota KPUD Madina mengungkapkan, untuk pelaksanaan Pilkada ulang masih harus melaksanakan beberapa tahapan, meskipun tidak semua tahapan seperti pada Pilkada lalu. Di mana yang paling utama adalah pemutakhiran data atau validasi data pemilih. Pasalnya, jadwal pelaksanaan Pilkada ulang belum ditetapkan atau masih gambaran di awal tahun 2011. “Pelaksanaan Pilkada ulang sekitar enam atau tujuh bulan lagi.Waktu tersebut sangat dibutuhkan untuk pemutakhiran data atau validasi data pemilih, karena pemilih pada Pilkada lalu mungkin sudah ada yang meninggal dunia, begitu juga usia warga pada Pilkada lalu belum 17 tahun tapi sekarang sudah genap 17 tahun, dan berarti dia bisa ikut memilih, karena itu sudah menjadi peraturan perundang-undang. Nah inilah yang menjadi tahapan yang paling urgent untuk dilaksanakan,” terangnya.(a24)
PN Lubukpakam Letakkan Sita Jaminan Lahan 20 Ha Di Marindal DELISERDANG (Waspada): Pengadilan Negeri Lubukpakam melalui juru sita Rahalim dan Adianson Purba, beberapa hari lalu, meletakkan sita jaminan (conservatoir beslaag) atas sebidang tanah seluas 20 hektare di Jalan Marindal I Dusun IV, Desa Marindal, Kecamatan Patumbak, Deliserdang. Di atas tanah juga dipasang plang sita jaminan disaksikan oleh Kepala Desa Marindal. Sita jaminan berdasarkan penetapan ketua/majelis hakim PN Lubukpakam, Nomor 05/ CB/2010/03/Pdt.G/2010 PN.LP tertanggal 26 Mei 2010, dalam perkara antara penggugat DR HM Supriyanto,51, warga Jalan Seimerah, Dusun II, Desa Dagangkerawan, Tanjungmorawa,Deliserdang melawan tujuh tergugat. Jumono SH,Ilhamsyah SH dan Firmansyah SH selaku kua-
sa hukum DR HM Supriyanto mengatakan kepada wartawan di Medan, Jumat (23/7), sita jaminan atas lahan seluas 20 Ha yang di atasnya berdiri 37 unit bangunan rumah permanen dan enam unit ruko berlantai dua tersebut bertujuan agar sebelum ada putusan berkekuatan hukum, objek yang disita tidak boleh diperjualbelikan. Selain itu, PN Lubukpakam menetapkan sebagai penjaga lahan yang telah disita adalah Usman alias Akiong (tergugat II) dengan pengawasan Kades Gustomo SH sekaligus diminta mengumumkan kepada masyarakat. Dalam berita acara sita jaminan ditandatangani jurusita PN Lubukpakam Oloan Sirait SH dikatakan gugatan diajukan karena kliennya merasa dirugikan dalam jual beli tanah dan kerjasama membangun peru-
mahan di lokasi tersebut sejak tahun 2003.Nilai kerugian materil sekitar Rp15,349 miliar. Disebutkan, PT Mitra Karya Pembangunan Lestari beralamat di Taman Polonia sebagai tergugat I, Usman alias Akiong warga Jalan Sei Deli Medan sebagai tergugat II,Usmanto warga Jalan Kapten Jumhana sebagai tergugat III, Lim Bok San warga Jalan Polonia tergugat IV, Tong-gam Gultom penduduk Tanjungmorawa tergugatV, Aina Wurandari Nasution warga Tanjungmorawa tergugatVI dan seorang notaris Lindawati Girsang warga Jalan Masjid Medan sebagai tergugat VII melakukan kerjasama dengan DR HM Supriyanto untuk membangun perumahan. Namun hal itu tidak ada realisasinya sehingga penggugat merasa dirugikan. Dalam kaitan penggugat menuntut gantirugi sebesar Rp30 miliar.(m06)
BANDA ACEH (Waspada): Wakil Gubernur Aceh Muhammad Nazar menegaskan, aksi misionaris melanggar hukum dan harus ditindak tegas. Disebutkan, aksi pemurtadan dan pembelokan aqidah yang dilakukan beberapa orang luar Aceh yang diduga misionaris khusus, harus diselesaikan dengan cepat. “Menurut aturan yang ada tentang kebebasan beragama di Indonesia bahwa seseorang atau suatu kelompok agama tidak boleh memaksakan orang lain yang sudah beragama masuk ke agama lain. Dalam agama Islam sendiri malah diajarkan tidak ada pemaksaan dalam beragama. Tetapi seseorang masuk agama Islam haruslah dengan kesadaran sendiri dan kesadaran itu ada apabila ada pemahaman serta taufiq-hidayah Allah terhadap Islam. Sayangnya ada orang dan kelompok yang beragama lain justru memaksakan orang-orang Muslim pindah agama, ini banyak terjadi bukan hanya di Aceh. Mestinya antar umat yang berbeda agama harus dibangun toleransi, bukan memaksakan umat lain berpindah agama,” kata Wakil Gubernur Aceh Muhammad Nazar saat diminta tanggapannya tentang aksi misionaris di Meulaboh, Aceh Barat, Jumat (23/7) malam. Disebutkan Wagub Aceh, aksi itu sangat bertentangan dengan aturan dan hukum yang ada. Bahkan lebih jauh aksi misionaris seperti itu dapat menimbulkan masalah baru. “Karena itu orang-orang yang bergerilya atau menjadi misionaris yang berkerja memaksakan orang yang sudah beragama pindah ke agama lain haruslah ditindak tegas. Pemerintah pusat tidak boleh lamban dengan hal-hal seperti itu, karena kewenangan kebebasan beragama ada di tangan pemerintah pusat. Kami sendiri Pemerintah Aceh telah melakukan koordinasi intens dengan MPU, Kementerian Agama dan Dinas Syariat Islam Aceh untuk menyelidiki dengan baik kasus misionaris di Meulaboh itu. Dengan cara apapun, mulai
dengan cara menghipnotis, alasan memberi bantuan sampai kekerasan yang bertujuan agar orang yang telah beragama mau memindahkan agamanya ke agama lain, itu dapat disebut pemaksaan. Dan pemaksaan pemindahan agama itu, baik dalam Islam maupun aturan Negara Indonesia adalah dilarang keras. Pelakunya harus ditindak tegas, tetapi masyarakat tidak boleh bermain hakim sendiri,” jelasnya. Harus Responsif Pada bagian lain, Wakil Gubernur Muhammad Nazar mengatakan, tantangan yang dialami umat Islam saat ini dan ke depan akan semakin dahsyat, apalagi jika umat Islam tidak berkualitas, tidak memahami dan mempraktekkan agama dengan benar serta terus menerus terpuruk dalam kemiskinan. Sebab, ada saja di dunia ini orang-orang yang memanfaatkan hal demikian dengan mengajarkan bahwa agama lain lebih benar dan menjamin kehidupan. Karena itu pula penguatan aqidah dan penerapan Islam yang benar harus terjadi dalam seluruh sisi kehidupan dan harus dimulai dalam rumah tangga. “Masyarakat muslim di Aceh harus lebih memperhatikan keluarganya di bidang agama, dan jangan hanya mencukupkan dengan langkah yang dilakukan pemerintah daerah. Pemerintah daerah mengontrol, memfasilitasi, membuat aturan, mengkoordinasikan, menyediakan anggaran dan kelembagaan, tetapi masyarakat harus berpartisipasi aktiv juga dalam hal memajukan pendidikan Islam,” tuturnya. Bahkan, sebut dia lagi, untuk mendorong partisipasi masyarakat lebih kuat, Pemerintah Aceh sekarang sedang menyelesaikan rencana pembentukan Komisi Pembinaan Keluarga Aceh, di mana penduduk muslim di Aceh akan mendapat pembinaan khusus sebelum melaksanakan pernikahan sehingga paling tidak memiliki nilai dasar tentang agama dan memahami tanggungjawab sebuah keluarga.(b09)
Anggota Yonif 121 Galang Tewas Dihantam KA SEI RAMPAH (Waspada): Pratu Dedek Sugianto, 29, anggota TNI AD yang bertugas di Batalyon Infanteri 121 Macan Kumbang, tewas setelah sepeda motor yang dikendarainya dihantam Kereta Api (KA) penumpang Sri Bilah dilintasan KA tanpa plang pintu Kel. Tualang, Kec. Perbaungan, Kab. Serdang Bedagai, Kamis (22/7) sekira pukul 20:00. Saksi mata, Herianto, 40, yang melihat kejadian itu mengatakan, korban yang mengendarai sepeda motor Yamaha Jupiter MX BK 3209 MS datang dari arah Perbaungan dengan kecepatan tinggi. Setibanya di pertengahan rel KA, sepeda motornya mendadak mati, kemudian korban berusaha mengengkolnya, namun kereta api yang melaju cukup kencang datang dari Rantauprapat menuju Medan itu langsung menghantam korban dan kendaraannya hingga terhem-
pas beberapa meter. Padahal, sejumlah warga yang menyaksikan korban di tengah rel ketika kereta api sudah mendekat meneriakinya. “Awas.. awas…,” kata warga tiru Anto kepada wartawan. Sayang teriakan itu sudah terlambat, tak lama terdengar benturan keras dan warga pun berhamburan melihat ke lokasi. Selanjutnya, KA penumpang Sri Bilah yang ditarik dengan Lokomotif 30326 dengan masinis Fuji P,45, berdomisili di komplek PJKA, Medan menghentikan kereta api serta melaporkannya ke Stasiun Perbaungan. Tak lama kemudian, Polisi Lalulintas mengevaluasi korban ke RSU Sawit Indah di Perbaungan, namun di tengah perjalanan korban menghembuskan nafasnya terakhir karena banyak mengeluarkan darah. (a07)
Polsek Limapuluh Ringkus Pelaku Curanmor LIMAPULUH ( Waspada): Tersangka pencuri kenderaan bermotor dari tempat parkir lokasi biliar berhasil diringkus petugas Polsek Limapuluh, sementara rekannya berhasil melarikan diri. Menurut keterangan Kapolsek Limapuluh AKP TP Butarbutar, SH kepada Waspada, Jumat (23/7) menyebutkan penangkapan pencuri kenderaan bermotor itu dilakukan oleh satuannya, Kamis (22 /7) sekira pukul 02:30. “ Tersangka Sto alias Po ditangkap saat berada di Dusun V Desa Pulau Sejuk, Kec. Limapuluh, Kab. Batubara tanpa perlawanan,” terangnya. Dijelaskannya, Sto alias Po, 38, warga huta IV Desa Timbaan, Kec. Bandar, Kab. Simalungun ini sehari – harinya bekerja sebagai sopir, namun begitu melihat ada kesempatan bersama rekannya yang diketahui bernama Wo alias Ng yang
saat ini masih DPO mengambil sepeda motor China merek VIAR dengan plat kenderaan BK 2390 IA thn 2007 warna merah hitam milik DENY IRWANSYAH,22, warga Dusun II Desa Pulau Sejuk Kec. Limapuluh, Kab. Batubara. Saat korban sedang bermain biliar, Selasa (20/ 7) sekira pukul 22:00 di Dusun II, Desa Pulau Sejuk, Kec. Limapuluh, Kab. Batubara. Dari tangan pelaku berhasil disita satu unit sepeda motor China merek VIAR BK 2390 IA warna merah hitam hasil kejahatan.Ternyata pencurian di lokasi bilyar itu bukan yang pertama kali oleh pelaku. Setelah pengembangan selanjutnya disita petugas berhasil mengamankan satu unit sepeda motor Yamaha Vega R warna silver BK 6562 VAA dan sepeda motor Yamaha Vega R warna biru tanpa plat.(a31)
Pola Hidup Dan Makan Tak Sehat Pemicu Kasus Kanker Klinik Medistra Gama Hadir Di Medan MEDAN (Waspada): Sejak lama penyakit kanker terutama kanker hati, paru-paru, kanker kololektral, kanker payudara dan kanker nasafaring masih menjadi musuh yang menakutkan bagi masyarakat Indonesia. Bayangan mengerikan tentang bahaya penyakit ini diakui yang tertinggi angka kematian bagi penderitanya. Perlu dipahami bahwa kasus penyakit kanker di Indonesia saat ini masih kategori tinggi dan mahal. Beragam pengobatan baik medis maupun alternatif bisa ditemukan dimanamana. Penyebab kanker biasanya tidak dapat diketahui secara pasti karena penyebab kanker dapat merupakan gabungan dari sekumpulan faktor, genetik dan lingkungan. Namun ada beberapa faktor yang diduga meningkatkan resiko terjadinya kanker, di antaranya faktor pola makan yang tak teratur, gaya hidup yang tak sehat, udara yang tercemar (polusi) atau asap kendaraan bermotor. Untuk itu, di Klinik Medistra Gama, ditawarkan pengobatan kanker dan tumor dengan menggunakan terapi dan pengobatan tradisional China. Klinik Medistra Gama merupakan satu-satunya Klinik yang diutus dan ditempatkan di Indonesia sebagai sebuah lembaga pengobatan berbagai penyakit Kanker dan Tumor dengan pengobatan tradisional China yang langsung ditangani para spesialis dari China. Para Ahli Pengobatan Tradisional China menggunakan Pengobatan Tradisional China yang dikombinasikan dengan teknologi baru yang modern, Akupresur, Detoksifikasi Akupunktur Statis, kombinasi dengan obat langsung di beberapa titik meridian supaya toksin (racun) dapat dikeluarkan melalui titik meridian dan kemudian terapi statis 2-3 hari virus dapat dieliminasi dari tubuh. Seterusnya kombinasikan dengan obat Herbal Murni China selama 3x masa terapi dapat menyembuhkan dan mengontrol berbagai macam penyakit Kanker dan Tumor. Biaya rendah, efektif, angka kesembuhan yang tinggi dan prognosis tanpa kambuh. Liu Zhi Xing dan Li Ren Xian, konsultan asal Provinsi Hubei, China yang bertugas di klinik ini mengaku, Indonesia termasuk kategori tinggi kasus kanker yang ditemuinya. Iklim Indonesia
yang tropis diperparah dengan pola hidup yang tak sehat, pola makan yang mengandung bahan kimia memicu meningkatnya kasus ini. “Cara pengobatan di klinik Medistra Gama ini telah kami lakukan 7 hingga 8 tahun lalu di China dan telah mendapat sambutan yang baik dari pasien dan keluarganya,” kata Liu Zhi Xing kepada Waspada , Jumat (23/7). Tenaga Dari China Klinik Medistra Gama sengaja mengundang tenaga ahli TCM yang terkenal untuk mengobati berbagai penyakit Kanker dan Tumor. “Kami hadir pertama di Medan dan satu-satunya di Indonesia karena letak geografisnya yang strategis. Tenaga konsultan yang didatangkan dari China ini sengaja memilih Medan karena jalur penerbangan dari China transit via Kuala Lumpur sebelum akhirnya ke Medan,” kata Sadima, juru bicara Klinik Medistra Gama. “Kita tahu, orang berbicara tentang berbagai kanker terutama kanker hati, kanker paru-paru, kanker kolorektal, kanker payudara, kanker nasofaring. Kanker tersebut diakui dunia medis sebagai penyakit di dunia dengan angka kematian tertinggi,” kata Liu Zhi Xing. Di Indonesia, kasus kanker sangat tinggi dan sebagian besar pasien mengobati penyakit tersebut dengan bedah, Kemoterapi atau Radioterapi, tetapi akan ada efek samping berupa rambut removal, nyeri tubuh, muntah, kurang nafsu makan, berat badan menurun dan gejala atau efek samping lainnya. Dan pasien akan sangat menderita. Setelah terjangkit Kanker, kuncinya adalah memilih cara pengobatan apa, dan ini adalah yang paling dipeduli oleh para pasien dan keluarganya. Namun dengan menggunakan “Terapi Pengobatan Tradisional China dengan 4 Kombinasi “, dapat mengobati berbagai jenis Kanker dengan pengobatan luar dan dalam, efektif dan tidak berefek samping. Dengan cepat dapat membunuh sel kanker, mengeluarkan racun berbahaya dari dalam tubuh, meningkatkan imunitas dan secara bertahap mengurangi dan menyembuhkan kanker. Saat ini Klinik Medistra Gama membuka praktiknya setiap hari muai pukul 08:30 hingga 17:00 beralamat di Jalan Gajah Mada No.7 M, Tel. (061) 6965 0778. (adv)
Kesehatan
A4
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Petugas Dinas Kesehatan Kota Medan melakukan pengasapan (fogging) di kawasan pemukiman penduduk Jln. Sidorukun Medan, baru-baru ini. Menyusul dicanangkannya Gerakan Kebersihan Lingkungan se Kota Medan, kini Dinas Kesehatan Kota Medan lebih mengintensifkan program pemberantasan penyakit yang berbasis lingkungan seperti demam berdarah dengue (DBD).
Waspada/David Swayana
Waspadai Penumpukan Lemak Perut POSTUR tubuh gemuk tentu tak diinginkan semua orang, karena kegemukan atau obesitas, di samping mengganggu penampilan, namun juga cukup signifikan berperan sebagai indikator kesehatan kita. Banyak penyakit mulai dari yang ringan hingga berat termasuk penyakit-penyakit degeneratif yang meningkat karena faktor resikonya obesitas. Namun dibalik keseluruhan postur tersebut, ada satu situs yang dipandang para ahli memiliki risiko paling berbahaya, yaitu lemak di bagian perut, jauh dibanding penum-
pukan lemak di bagian tubuh yang lain seperti lengan atau paha. Sekilas Tentang Lemak Perut Lemak perut yang dikenal juga dengan istilah abdominal fat ini mencakup lemak subkutan (subcutaneous fat) dan lemak omentum (visceral fat) yang melingkupi lemak yang terletak di belakang rongga perut (retroperitoneal fat) serta organ-organ dalam perut. Selain erat kaitannya dengan faktor resiko diabetes, hipertensi, stroke, penyakit jantung dan banyak lagi, penumpukan le-
mak di bagian ini juga kerap menyerang pria dan wanita semua usia. Penumpukan tersebut bukan lagi hanya dipandang sebagai cadangan penyimpanan energi atau pembakaran karbohidrat yang berlebih, namun dari banyak riset yang dilakukan, sel-sel lemak terutama lemak di sekitar perut ini juga bersifat aktif secara biologis, peradangan dari ringan hingga berat, seperti pada persendian. Atas teori-teori bahwa lemak di bagian perut ini lebih berbahaya, sebagian ahli lebih
memilih penghitungan lingkar perut, pinggang atau pinggul pada wanita sebagai tolok ukur obesitas ketimbang berat badan atau beberapa penghitungan indeks massa tubuh (BMI) dan patokan yang sering diambil misalnya untuk pria sebaiknya tak lebih dari 94 cm dan pada wanita kurang dari 80 cm, untuk lingkar pinggang dan ukuran lingkar perut lebih dari 80 cm sudah dinilai kelebihan. Lemak Perut dan Resiko Bahayanya Ada banyak mekanisme yang sudah ditemukan me-
lalui berbagai riset yang berkaitan dengan penumpukan lemak di bagian perut dengan risiko negatifnya terhadap pemicu munculnya berbagai penyakit yang dimaksudkan. Berhubungan dengan produksi hormon, tumpukan lemak ini bisa memicu pelepasan hormon-hormon yang memiliki pengaruh respon sel terhadap pemicu penyakitpenyakit tadi termasuk insulin terhadap diabetes yang mengakibatkan resistensi insulin dalam pengaturan kadar gula, selain itu juga beberapa bahan kimia yang berkaitan dengan sis-
Slimming Dengan Akupunktur Slimming adalah istilah asing yang sangat populer di masyarakat sejak beberapa tahun terakhir, yang artinya program penurunan berat badan bagi penderita kegemukan sehingga diperoleh bentuk tubuh yang indah sesuai keinginan. Sebagian masyarakat beranggapan program slimming adalah usaha untuk memperoleh kecantikan tubuh dalam penampilan (estetika). Namun anggapan ini kurang tepat, karena dalam ilmu kedokteran sekarang telah menggolongkan kegemukan sebagai penyakit yang mengundang berbagai masalah kesehatan lainnya. Meningkatnya penyakit kencing manis (diabetes),
serangan jantung, stroke, sakit sendi terutama di daerah lutut dikaitkan dengan problem berat badan. Berat badan normal dapat diperkirakan dengan memakai formula Broca yaitu [Tinggi Badan (cm) dikurang 100] dikurang 10 persen . Contohnya, seseorang yang memiliki tinggi badan 160 cm, maka berat badan ideal adalah [160-100] – 6 = 54 kg. Pada masa sekarang karena rata-rata penghasilan anggota masyarakat menjadi baik, kebutuhan gizi dapat dicukupi (mungkin selalu berlebih), sering makan enak di luar rumah, pola hidup manja, sudah jarang menggunakan kekuatan tubuh untuk kegiatan sehari-hari (naik turun
kendaraan bermotor, eskalator, lift, pembantu rumah tangga, mesin cuci dan lainlain termasuk jarang berolah raga) sehingga tidak heran kita banyak mendapati orang yang kelebihan berat badan atau obesitas. Kemungkinan inilah yang menyebabkan populernya program slimming dalam masyarakat. Tidak seperti masa lalu, slimming hanya dilakukan oleh para artis atau selebritis. Saat ini, program slimmimg bukan hanya milik kaum ibu dan para gadis, tapi juga anak laki-laki, bahkan tidak ketinggalan juga kaum bapak. Program itu menjadi perlu karena orang menyadari selain penampilan, kelebihan
Waspada/David Swayana
Kepala Dinas Kesehatan Kota Medan dr.Edwin Effendi, MSc memeriksa persediaan vaksin untuk calon jamaah haji. Saat ini Dinas Kesehatan Kota Medan menunda pemberian vaksin meningitis kepada calon jamaah haji. Kebijakan tersebut diberlakukan setelah dikeluarkannya surat Kementerian Kesehatan (Kemenkes) RI tentang penghentian penggunaan vaksin Mencevax (ACW135Y) bagi Calhaj tahun 2010 M/1431 H.
berat badan akan mengundang problem kesehatan lainnya seperti hipercholesterol, diabetes, jantung koroner, stroke, penyakit saluran nafas, kandung empedu, kanker dan gangguan tubuh lainnya. Kelebihan berat badan adalah kondisi dimana berat badan melebihi berat badan normal. Kegemukan (obesitas) adalah kondisi dimana berat badan melebihi 20 persen dari berat badan normal disertai kelebihan lemak tubuh sehingga berat badan jauh diatas normal. Selain cara perhitungan menurut Broca di atas masih ada cara perhitungan kelebihan berat badan lainnya seperti BMI (Body Mass Index), atau disebut juga dengan istilah IMT (Indeks Massa Tubuh); Pengukuran lingkar pinggang; dan Pengukuran lemak di lengan atas (Skin Fold Test). Yang sering dipakai adalah menggunakan nilai BMI atu IMT karena BMI atau IMT merupakan suatu parameter yang mempunyai korelasi sangat erat dengan lemak dalam tubuh. BMI atau IMT didapat dari perhitungan Berat Badan (kg) dibagi kwadrat Tinggi Badan (meter). Contohnya, seseorang dengan berat badan 80 kg dan tinggi 1,6 m, maka didapat nilai BMI 31,25. Dengan nilai ini orang tersebut sudah termasuk kategori obesitas. Tebal lemak (skin fold thickness) diambil dari otot di lengan atas dekat siku dimana pada laki-laki disebut obes bila tebalnya di atas 15 cm, sedang pada perempuan disebut obesitas bila angka ini lebih dari 25 cm. Kita mengenal beberapa jenis kegemukan. Ditinjau dari distribusi lemak akan didapati tipe ovoid (bulat), tipe android (merata) dan tipe gynecoid (besar di bagian perut bawah). Ditinjau dari riwayat keluarga, ada obesitas primer dimana terdapat adanya riwayat obesitas dalam keluarga dan ini yang paling sering ditemukan. Sementara pada obesitas sekunder tidak terdapat faktor keluarga. Apa pun tipenya atau riwayat keluarga, yang pasti masalah ini harus di atasi. Menurunkan berat badan Banyak pilihan yang dapat dilakukan untuk menurunkan berat badan yaitu dengan pengaturan makanan (diet), olah raga, obat-obatan, perilaku sehari-hari, akupunktur dan kalau perlu melalaui tindakan
bedah. Sayangnya, kebanyakan kita hanya tahu sebatas pengetahuannya saja, tetapi tidak melakukannya. Beberapa langkah sederhana saja tidak dilakukan. Semua orang tahu, makanan sangat mempengaruhi berat badan. Ini berkaitan dengan pasokan makanan yang dimasukkan (intake) dan pembakaran yang dilakukan tubuh (out put). Perilaku kita juga mempengaruhi berat badan, seperti makan berlebihan, mengemil, ibu-ibu yang menghabiskan sisa makanan dari anak, waktu makanan tak teratur, sering makan diluar. Walaupun kurang dianjurkan, ada beberapa jenis obat yang dapat menghilangkan nafsu makan yang diarahkan untuk menurunkan berat badan. Operasi buang lemak (liposuction) adalah pilihan terakhir dapat dilakukan dokter bedah kosmetik. Pada masa kini ada pilihan yang banyak dipilih dan dilakukan anggota masyarakat yaitu program slimming dengan akupunktur. Akupunktur Prinsip penggunaan akupunktur untuk slimming adalah mengurangi rasa lapar, memperbaiki homeostasis dan meningkatkan pembakaran tubuh. Hal ini terjadi melalui pengaturan sistem saraf dengan meningkatkan fungsi dari saraf simpatis, titik telinga dapat mempengaruhi nervus vagus dan menghambat rasa lapar. Penusukan titik tertentu di tubuh pasien dapat merangsang pengaturan sistem endokrin (hormonal), menurunkan kadar insulin, meningkatkan sekresi gastrin dan meningkatkan sodium triiodothyronine dan tiroxin. Akupunktur dapat mengatur sistem metabolisme, meningkatkan siklik adenosin monofosfat mengaktifkan lipase sehingga meningkatkan lipolisis. Penurunan berat badan dengan akupunktur akan berhasil, bila semua pola penurunan berat badan dilakukan, terutama bersamaan dengan diet, olahraga, perilaku seharihari dan tidak kalah penting adalah niat dari individu yang mengikuti program slimming. Program penurunan berat badan harus dilakukan dengan sungguh-sungguh, serius, tidak sambil lalu dan perlu disertai dengan idaman berat badan dan bentuk tubuh yang diinginkan! Prof. Dr. Amri Amir SpF (K), DFM, SH, Sp,Ak
tem imun, kardiovaskular (pembuluh darah) bahkan peradangan ringan hingga berat. Dalam risiko penyakitpenyakit pembuluh darah seperti hipertensi, stroke dan penyakit jantung, penumpukan lemak dan ketidakseimbangan komposisi tadi akan dibarengi dengan peningkatan kolesterol yang bisa menumpuk sebagai plak di dinding-dinding pembuluh darah sehingga salurannya semakin sempit dan menghambat aliran darah. Akibatnya, jantung akan memompa darah lebih kuat sehingga terjadi hipertensi (tekanan darah tinggi) dan selanjutnya bisa menyebabkan pecahnya pembuluh darah. Terhambatnya aliran darah dari dan ke jantung juga akan menyebabkan gangguan pada jantung dan otot-ototnya. Dari sisi lokasinya, visceral fat yang lebih dipandang lebih berbahaya dari subcutaneous fat yang terbatas hanya di sekitar jaringan kulit juga sangat dekat dengan pembuluh darah yang dinamakan vena portal, yang membawa darah masuk ke hati. Asam lemak bebas yang dibawa visceral fat yang berlebih tadi akan mempengaruhi kadar lemak dalam darah dan dapat mengganggu kesehatan lebih lanjut. Selain itu, penyakit-penyakit lain termasuk osteoarthritis, penyakit radang sendi menahun juga bisa ikut dipicu akibat sendi yang dipaksa terus-menerus menopang berat beban yang besar misalnya pada sendi
lutut, pinggul, hingga tulang belakang dan punggung. Perempuan Lebih Rentan Meski para pria lebih sering tampil dengan perut buncit di peningkatan usia mereka, ternyata menurut banyak penelitian kaum wanita lebih rentan terserang obesitas berupa penumpukan lemak di bagian perut ini, dengan kadar lemak viscreal yang lebih besar. Ukuran lingkar pinggang atau perut biasanya dijadikan patokan untuk memprediksi kadar lemak visceral yang berbahaya dan sulit diukur karena letaknya di bagian dalam tubuh ini, namun untuk mengetahuinya secara lebih akurat ada sarana seperti alat penimbang/pengukur yang bisa mendeteksinya lebih jauh. Konsumsi Makanan, Aktifitas dan Cara Lain Pada prinsip dasarnya, kelebihan lemak memang dipicu dari gaya hidup yang salah, antara lain mengkonsumsi makanan secara berlebih dari kebutuhan yang diperlukan tubuh, kurangnya aktifitas hingga berbagai keadaan lain yang bisa mengakibatkan hal yang sama. Dengan perhitungan ratarata kebutuhan kalori 2000 kalori dalam sehari, kelebihan konsumsinya akan disimpan sebagai lemak di dalam tubuh. Mengatur konsumsi ini dengan pengaturan nilai gizi dan berolahraga secara teratur akan dapat menjaga kadar tadi tetap berada di tempatnya. Je-
nis makanan yang dikonsumsi juga menjadi sisi lain untuk menghindari terjadinya penumpukan lemak tersebut. Memperbanyak sayur-sayuran, buah-buahan dan beberapa makanan yang bisa membantu membakar lemak termasuk menjaga keseimbangan kadar lemak jahat (LDL) dengan lemak baik (HDL) juga tak boleh dilupakan, termasuk pengolahannya seperti pemilihan minyak goreng dan sebagainya. Bila sudah keburu terjadi, pengaturan diet dibutuhkan untuk mengeliminasinya, atau dengan teknik-teknik tertentu seperti obat penurun kolesterol hingga cara-cara pengobatan tradisional seperti akupunktur atau bahkan terapi yang lebih modern seperti mesotherapy, sedot lemak dan banyak lagi. Sementara olahraga yang bisa menjadi pilihan dengan frekuensi teratur 2 sampai 3 kali dalam seminggu dalam waktu minimal 20-30 menit mulai dari olahraga biasa seperti jalan cepat atau lari, stretching (peregangan otot) seperti pilates atau yoga, atau yang lebih aktif seperti treadmill dan beberapa jenis olahraga kardio yang lain. Dalam beberapa kasus penumpukan lemak yang cukup besar, latihan beban juga dianjurkan untuk dapat membakar lemak lebih cepat dengan penambahan massa otot yang diharapkan selama latihan. dr. Daniel Irawan
Pola Hidup Dan Makan Tak Sehat Pemicu Kasus Kanker Klinik Medistra Gama Hadir Di Medan MEDAN (Waspada): Sejak lama penyakit kanker terutama kanker hati, paru-paru, kanker kololektral, kanker payudara dan kanker nasafaring masih menjadi musuh yang menakutkan bagi masyarakat Indonesia. Bayangan mengerikan tentang bahaya penyakit ini diakui yang tertinggi angka kematian bagi penderitanya. Perlu dipahami bahwa kasus penyakit kanker di Indonesia saat ini masih kategori tinggi dan mahal. Beragam pengobatan baik medis maupun alternatif bisa ditemukan dimanamana. Penyebab kanker biasanya tidak dapat diketahui secara pasti karena penyebab kanker dapat merupakan gabungan dari sekumpulan faktor, genetik dan lingkungan. Namun ada beberapa faktor yang diduga meningkatkan resiko terjadinya kanker, di antaranya faktor pola makan yang tak teratur, gaya hidup yang tak sehat, udara yang tercemar (polusi) atau asap kendaraan bermotor. Untuk itu, di Klinik Medistra Gama, ditawarkan pengobatan kanker dan tumor dengan menggunakan terapi dan pengobatan tradisional China. Klinik Medistra Gama merupakan satu-satunya Klinik yang diutus dan ditempatkan di Indonesia sebagai sebuah lembaga pengobatan berbagai penyakit Kanker dan Tumor dengan pengobatan tradisional China yang langsung ditangani para spesialis dari China. Para Ahli Pengobatan Tradisional China menggunakan Pengobatan Tradisional China yang dikombinasikan dengan teknologi baru yang modern, Akupresur, Detoksifikasi Akupunktur Statis, kombinasi dengan obat langsung di beberapa titik meridian supaya toksin (racun) dapat dikeluarkan melalui titik meridian dan kemudian terapi statis 2-3 hari virus dapat dieliminasi dari tubuh. Seterusnya kombinasikan dengan obat Herbal Murni China selama 3x masa terapi dapat menyembuhkan dan mengontrol berbagai macam penyakit Kanker dan Tumor. Biaya rendah, efektif, angka kesembuhan yang tinggi dan prognosis tanpa kambuh. Liu Zhi Xing dan Li Ren Xian, konsultan asal Provinsi Hubei, China yang bertugas di klinik ini mengaku, Indonesia termasuk kategori tinggi kasus kanker yang ditemuinya. Iklim Indonesia
yang tropis diperparah dengan pola hidup yang tak sehat, pola makan yang mengandung bahan kimia memicu meningkatnya kasus ini. “Cara pengobatan di klinik Medistra Gama ini telah kami lakukan 7 hingga 8 tahun lalu di China dan telah mendapat sambutan yang baik dari pasien dan keluarganya,” kata Liu Zhi Xing kepada Waspada , Jumat (23/7). Tenaga Dari China Klinik Medistra Gama sengaja mengundang tenaga ahli TCM yang terkenal untuk mengobati berbagai penyakit Kanker dan Tumor. “Kami hadir pertama di Medan dan satu-satunya di Indonesia karena letak geografisnya yang strategis. Tenaga konsultan yang didatangkan dari China ini sengaja memilih Medan karena jalur penerbangan dari China transit via Kuala Lumpur sebelum akhirnya ke Medan,” kata Sadima, juru bicara Klinik Medistra Gama. “Kita tahu, orang berbicara tentang berbagai kanker terutama kanker hati, kanker paru-paru, kanker kolorektal, kanker payudara, kanker nasofaring. Kanker tersebut diakui dunia medis sebagai penyakit di dunia dengan angka kematian tertinggi,” kata Liu Zhi Xing. Di Indonesia, kasus kanker sangat tinggi dan sebagian besar pasien mengobati penyakit tersebut dengan bedah, Kemoterapi atau Radioterapi, tetapi akan ada efek samping berupa rambut removal, nyeri tubuh, muntah, kurang nafsu makan, berat badan menurun dan gejala atau efek samping lainnya. Dan pasien akan sangat menderita. Setelah terjangkit Kanker, kuncinya adalah memilih cara pengobatan apa, dan ini adalah yang paling dipeduli oleh para pasien dan keluarganya. Namun dengan menggunakan “Terapi Pengobatan Tradisional China dengan 4 Kombinasi “, dapat mengobati berbagai jenis Kanker dengan pengobatan luar dan dalam, efektif dan tidak berefek samping. Dengan cepat dapat membunuh sel kanker, mengeluarkan racun berbahaya dari dalam tubuh, meningkatkan imunitas dan secara bertahap mengurangi dan menyembuhkan kanker. Saat ini Klinik Medistra Gama membuka praktiknya setiap hari muai pukul 08:30 hingga 17:00 beralamat di Jalan Gajah Mada No.7 M, Tel. (061) 6965 0778. (adv)
Medan Metropolitan
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Pengedar 33,6 Kg Ganja Diringkus MEDAN (Waspada): Sa-tuan (Sat) Idik II Direktorat (Dit) Narkoba Polda Sumut meringkus pegawai Marketing Bank Mandiri dan mekanik bengkel diduga sebagai bandar narkotika jenis ganja dalam penyergapan di Jalan Asrama Medan, Rabu (21/7). Kedua tersangka DAR, 27, warga Jalan Kelambir V Pasar I, Kel. Kelambir, Kec. Hamparan Perak, Kab. Deliserdang dan MFL alias Adek alias Adeng, 28, warga Jalan Cempaka VIII Pe-
1 CM 2 CM
Rp. 12.000 Rp. 24.000
3 CM 4 CM
rumnas Helvetia, Kec. Helvetia Tengah, Medan Helvetia. Direktur Narkoba Polda Sumut Kombes Pol Jhon Turman Panjaitan melalui Kasat Idik II AKBP Andi Ryan kepada wartawan, Jumat (23/7) mengatakan, kedua tersangka ditangkap dari Jalan Asrama depan bengkel Karoseri Garuda Jaya, Kel. Dwikora, Kec. Medan Helvetia, Medan. Selain itu, lanjutnya, polisi kini memburu pria bermarga Tambunan, penduduk Kecamatan Medan Tembung, yang telah dimasukkan ke dalam Daftar Pencarian Orang (DPO). “Dari kedua tersangka, polisi menyita
Rp. 36.000 Rp. 48.000
LEMBAGA PENDIDIKAN METAFISIKA NUR AGUNG PUSAT PENDIDIKAN ILMU METAFISIKA, MEDITASI DAN DZIKIR YANG BERADA DI TANJUNG MORAWA
Kesempatan emas bagi Anda untuk mengubah KEGAGALAN menjadi KESUKSESAN dengan mengikuti PROGRAM ENERGI DIRI SEJATI, yang memiliki berbagai faedah dan manfaat. Anda akan memiliki kesehatan dan mampu menyembuhkan diri sendiri dan orang lain dari berbagai penyakit medis dan non medis, mampu memajukan Usaha bisnis serta dapat mengatasi kesulitan-kesulitan dalam pekerjaan, karier dan jabatan, dimudahkan dalam segala urusan sehingga dibukakan pintu rezekinya dari berbagai penjuru, sebagai jalan Tranportasi batin Anda untuk merasakan ketenangan, kedamaian dan meningkatkan rasa percaya diri. Menguasai Ilmu Perlindungan terhadap gangguan jin, syetan, manusia dan segala mara bahaya, mampu meningkatkan kesadaran Spritual, mampu menetralisir berbagai energi negatif dan meningkatkan potensi kesuksesan dan kekayaan, menguasai berbagai ILMU METAFISIK yang dapat dimanfaatkan dalam kehidupan sehari-hari, Anda akan merasakan kedekatkan diri kepada TUHAN sehingga mengalir kebaikankebaikan untuk masa sekarang dan yang akan datang. Tanggal : 25 Juli 2010 Waktu : 13.00 s/d selesai Biaya : Rp. 2.500.000 Alamat : PERUMAHAN GRIYA MORA INDAH BLOK C/ 105 Tj. MORAWA (masuk dari Jl. Lokasi dekat Klenteng Cina) HP. 0812.6066.7718 - 0813.6132.3660 - (061) 7778.9233 (Tidak melayani SMS) Email: lemdiknuragung@yahoo.co.id * Bagi 20 orang pendaftaran pertama, hanya dikenakan biaya Rp. 1.250.000 * Mendapatkan Fasilitas: Kaos, Sertifikat & Diktat PENDAFTARAN DIBUKA MULAI TGL 12 JULI 2010 Jam 13.00 s/d 21.00 WIB
Bursa
PENDIDIKAN
AKADEMI PEREKAM MEDIK DAN INFORMATIKA KESEHATAN (APIKES) IMELDA Jl. Bilal No. 24 Medan
SATU-SATUNYA DIWILAYAH SUMATERA UTARA RAIH KESEMPATAN INI UNTUK MENJADI PNS Menerima Mahasiswa Baru Angkatan ke-III T.A. 2010/ 2011
Persyaratan pendaftaran: ˆ Lulusan SMU (IPA/ IPS/ Bahasa), Madrasah Aliyah (IPA/ IPS/ Bahasa) SMK, SPK ´ Tidak buta warna ˆ Pria dan wanita Kontak Person:
Dr. H.R.I. Ritonga, M.Sc
Telp: 0812.6009.253 - 0811.617.634
Dr. Suheri. P. Gultom Telp. 0811.637.347
PENDIDIKAN KESEHATAN YAYASAN
Dr. RUSDI MEDAN
BERDIRI SEJAK THN 1989 IZIN DEPKES - DIKTI MENERIMA MHS/I BARU T.A. 2010 2011
GELOMBANG II - AKPER - AKBID - ANALIS FARMASI - ANALIS KESEHATAN
INFORMASI/ PENDAFTARAN: HUBUNGI SEGERA
KAMPUS Dr. RUSDI
TELP: (061) 8455.304 - 845.0654 847.5679 - 847.4290 HP: 0812.6342.1769
MINI & EFEKTIF IKLANKAN PRODUK ANDA
5 CM 6 CM
barang bukti lima bal ganja kering seberat 33,6 Kg,” kata Kasat Idik II AKBP Andi Ryan. Menurut Andi Ryan, penangkapan kedua tersangka berawal informasi masyarakat yang menyatakan akan adanya transaksi narkotika jenis ganja. Awalnya saksi, Juli Purwono dan B Siagian bertransaksi ganja dengan Tambunan di Jalan Jamin Ginting, Padang Bulan, Medan. Tambunan membawa ganja 30 kg lebih dan menghubungi temannya MFL alias Adek alias Adeng untuk datang ke suatu lokasi di Jalan Jamin Ginting. Tambunan mengenalkan keduanya dan Juli Purwono me-
mesan ganja seberat 30 kg pada Muhammad Fahrozi Lubis alias Adek alias Adeng. “Setelah menyepakati harga Rp800.000 per kilogram, Adeng mengajak Juli mengambil ganjanya ke Jalan Asrama, tepatnya di bengkel Karoseri Garuda Jaya. Sementara,Tambunan mengikutinya dari belakang mengendarai sepeda motor,” ujar Andi Ryan. Kemudian, katanya, Adeng meminta DAR membawa ganja tersebut menggunakan goni dan dibawa dengan sepeda motor. “Begitu DAR datang, polisi yang sudah siaga langsung meringkusnya dan saat ditimbang, ganja tersebut diketahui seberat
29,4 Kg. Sedangkan Tambunan langsung melarikan diri,” ujar Andi Ryan. Meski telah meringkus kedua tersangka berikut menyita 29,4 kg ganja kering yang dibungkus goni plastik, polisi melakukan penggeledahan di kediaman Adeng dan ditemukan lagi satu goni plastik di samping rumahnya berisi 4,2 kg ganja kering. Kedua tersangka, sebut Andi Ryan, diancam melanggar Pasal 114 ayat (2) subsider Pasal 115 ayat (2) lebih Subsider Pasal 111 ayat (2) Undang-undang RI No.35 Tahun 2009 tentang Narkotika minimal 5 tahun. (m39)
Poldasu Periksa Dua Dekan UISU Versi Helmi MEDAN (Waspada): Penyidik Satuan IV Tindak Pidana Tertentu (Tipiter) Poldasu telah melakukan pemeriksa terhadap dua dekan UISU yaitu Dekan Fakultas Hukum Dr Layli Washiati dan Fakultas Kedokteran Dr Rahmad Nasution terkait kasus pengelolaan UISU tanpa izin tersebut. “Keduanya telah diperiksa sebagai saksi, Dekan Fakultas Kedokteran diperksa Senin dan Dekan Fakultas Hukum diperiksa Selasa, Akan dilakukan pemeriksaan lanjutan tergantung hasil pnyidikan”ujarPelak-sanaHarian Kepala Bidang Humas Poldasu AKBP MP Nainggolan diruang kerjanya, Rabu (21/7).
WASPADA
Rp. 65.000 Rp. 78.000
7 CM 8 CM
9 CM Rp. 126.000 10 CM Rp. 140.000
Rp. 91.000 Rp. 104.000
11 CM Rp. 165.000 12 CM Rp. 180.000
IKLAN KHUSUS 6x1,5 kolom Rp. 120.000
SEPEDA MOTOR
Bursa
JL. BANTENG (GATOT SUBROTO) CONTACT PERSON: 0811.630.371 (061) 777.888.09
PUSAT PENDIDIKAN PELATIHAN SUZUKI
IMMANUEL
Guru MM, Fis, Kim, Bio & B. Ing Hub. St. Mark Jl. Aksara 136 (061) 69937163/ 7382.969
DICARI
3 o r a n g Tu k a n g P a n g k a s y g berpengalaman, Rapi, Jujur, Uang, Jaminan Rp. 60 Ribu Hub. Pangkas Pelangi Jl. Besar Delitua No. 30 Pajak Delitua 0812.6062.660
FLORA MEDAN
Informasi dan Pendaftaran :
Kampus STIKes Flora Medan Jl. Rajawali No.24 Medan Telp. 061-8454406, 8454407 8454408, 8454409 HP. 0812 650 6377 BIAYA TERJANGKAU
“JAMINAN KERJA”
UNTUK MENJADI MEKANIK SUZUKI
MENERIMA MAHASISWA BARU T.A. 2010/ 2011 BIAYA TERJANGKAU LAMA PENDIDIKAN 1 TAHUN HUBUNGI: JL. GATOT SUBROTO NO. 325/ 505 MEDAN TELP. (061) 456.9548 - 457.3158 - 456.2329 FAX (061) 415.4154
Bursa
LOWONGAN KERJA
LOWONGAN KERJA LANGSUNG DI PENANG - MALAYSIA
Peluang Kerja Langsung (COMPANY) dengan sistem penggajian tertinggi saat ini di Perusahaan termuka: FAIRCHILD SEMICONDUCTOR (M) SDN. BHD di Bayan Lepas - Penang dengan persyaratan sebagai berikut: ˆ Wanita, umur: 18 s/d 30 tahun ˆ Tamat SMU/ sederajat Fasilitas: - Gaji pokok: RM 570/ bulan (belum termasuk lembur) - Tunjangan shift : RM 138/bulan (Pagi: RM 4, Malam : RM 12) - Tunjangan kehadiran: RM 40/ bulan - Tunjangan makan : RM 40/ bulan - Kenaikan gaji pokok : RM 20 (setelah 3 bulan) - Kenaikan Gaji RM 20 sampai RM 30 setiap 6 bulan pada bulan Februari dan Agustus - Kesempatan lembur - Diberikan Bonus Tahunan dan Bonus Keuntungan (tergantung kemajuan perusahaan) - Asrama dan perlengkapannya, transportasi dan asuransi - Diberangkatkan dengan pesawat terbang TESTING AKAN DILAKSANAKAN AKHIR 28, 29 & 30 JULI 2010 Pendaftaran dilakukan setiap hari dengan membawa: Copy KTP, Pasphoto 3x4: 2 lembar, Copy ijazah, Copy KTP orang tua/ yang memberi izin, Copy kartu rumah tangga Untuk pendaftaran datang langsung ke:
PT. AL WIHDAH JAYA SENTOSA Jl. Setia Budi No. 74-i (dekat Showroom Yamaha, dekat Jl. Simpang Sei Serayu) Medan 20122 Telp. (061) 821.5444 (Hunting)
DAIHATSU BUNGA 0,45 % Xenia, Terios, Pick Up, Luxio, MB, DP Mulai 10%, Hub. ARI ASTRA. 061-7703351 / 0812 6423 792 BAWA PULANG DAIHATSU BARU ANDA !!! Xenia hanya 10 Jt-an/Angsuran 2 Jt-an Terios DP 14Jt-an/Angsuran 3 Jt-an Luxio DP 6 Jt-an/Angsuran 3 Jt-an Pick Up DP 5 Jtan, dll. Ready Stock !!! Manda Astra Daihatsu SM. Raja Medan 0812 6316330 / (061) 66470080
DAIHATSU 100% BARU PAKET MERDEKA PAKET MEDAN SAMPAI NAD (ACEH)
Pick-Up DP 16 Jt-an Angs. 2.002.000x35 + 33.283.000 Xenia Li DP 29Jt-an Angs. 2.496.000x35 + 58.505.000 Luxio D DP 23 Jt-an Angs. 2.905.000x35 + 54.332.000 Terios TX DP 42Jt-an Angs. 3.717.000x35 + 84.858.000 Sirion D. Smart DP 28Jt-an Angs 3.451.000x35 + 62.443.000. Sudah termasuk Plat BL, Full Cash Back + Discount. Syarat Rumah Milik sendiri. Proses Mudah Super Cepat. Ready Hub. 061-7706 0301 HP. 0813-7629-5205
www.stikesflora-medan.com IZIN MENDIKNAS RI No . 14/D/O/2009 Tanggal 2 Maret 2009 Rekomendasi Pengurus Pusat PPNI No. 482/PP.PPNI/S/X/2008 Tanggal 15 Oktober 2008 Rekomendasi Kepala Badan PPSDM DepKes RI No. HK.03.05/1/4/5652/2008 Tanggal 30 Desember 2008 Menerima Mahasiswa/i Baru T.A 2010/2011 Untuk Program Studi: 1. S-1 Keperawatan Angkatan II 2. D-III Keperawatan Angkatan XVIII 3. D-III Kebidanan Angkatan IX Pendaftaran Mulai Tgl. 8 Juli s/d 3 Agustus 2010 Testing Gel II tgl 4 Agustus 2010
KOMPUTER
TERCECER
DIBUTUHKAN
Bursa
AUTOMOTIVE Informasi Pembaca
AC BR CL ND DB
Bursa Automotive
: Air Condition : Ban Radial : Central Lock : Nippon Denso : Double Blower
PS PW RT VR EW
: Power Stearing : Power Window : Radio Tape : Velg Racing : Electric Window
SUZUKI Futura 1.3 Thn. 92. Alexander Pintu belakang. Warna biru, metalik mulus. BK Asli Medan, Jok kulit, Tape, Mesin sehat, Siap pakai. Rp. 31Juta/ nego. 0812 6578 790 - 77788647
SUZUKI X-Tra DP Rendah. APV & Pick Up, DP 5 Jt. Proses Ex-Tra Cepat + Hadiah R. Stock: G. Vitara, Swift, SX4, Splash. Hub. 77607071 / 0813 7614 3431
ISUZU Panther Hi-Sporty thn. 97. Hijau met. BK Asli Mdn 1 tgn. Lengkap sangat cantikl. Harga 74. Jt. Hub. 0815 3182 818
FORD TX 5 Thn. 84 (BL). Asli medan AC, TP, VR, BR. Mrh 17Jt. 8456676 - 0815 3316 8155/8456676
HONDA Genio Thn. 92. Warna Hijau, Pajak penuh, AC, Tape, Velg Racing. Hub. 0812 6000 8971
MITSUBISHI L 300 Box Thn 2008, A/n. sendiri, Mobil mulus, Harga nego Hub. 0813.6168.9835 TOYOTA Kijang Komando Thn ‘89, Medan Long, 6 Speed, Lampu Grand Hub. 0852.6211.2097 Kp. Lalang
Informasi Pembaca Bursa Property
GR : Garasi LB : Luas Bangunan KM : Kamar Mandi LT : Luas Tanah KP : Kamar Pembantu RM : Ruang Makan KT : Kamar Tidur RT : Ruang Tamu SHM: Sertifikat Hak Milik
DIJUAL CEPAT
Rumah 12x45m, 2 Lantai, 5 KT, 4 KM, di Jl. Marelan 9 Gg. Anggrek No. 10 Pasar 1 Rel Hub. 0812.654.4151 Harga nego RUMAH DIJUAL
1 unit Rumah Siap huni, LT. 18,5x30, K. Tidur 6, K. Mandi 4, Garasi 2 mobil, SHM, PLN, PAM, Telp, Water heater Jl. Murni V (Setia Budi) Medan Harga 950 Jt/nego Hub. 0813.7692.0905 / 0811.609.100
DIJUAL SALAH SATU 1. Isuzu Panther Chalenger Thn. 95, AC DB, P. Window, C. Lock, Remot. T. H. 48,7 Nego. 2. Suzuki Katana Thn. 87. AC, Sound Tape. Sub woofer. Bagus. Velg Racing. H. 27Nego. Mobil mulus, cantik. Mobil mulus, cantik. Hub. 0812 6359 9200 - 0852 6195 3098 (maaf sms TP)
TANAH TANAH DIJUAL PERKAVLING
TOYOTA Kijang Krista 1,8cc. Bensin Th. 99 BK Mdn. W. Hijau Silver, Komplit AC Double. Mulus, original, body kaleng. Siap pakai. BU. Hub. HP. 0812 6035 6639 Mdn.
Strategis dekat dgn Bandara Kualanamu, 10x30m Net Rp. 18 Jt + BBN SK Camat, Sisa 4 Kapling dari 24 kapling, Cepat mendapat hub. 0812.6078.8884
TIMOR Tahun 97 SOHC. Warna Silver, BK Medan asli, lengkap. Harga 43Jt. Nego. Hub. 0813 6174 7521
Psr. IV Sunggal belakang PAM Tirtanadi, Uk. 7x10m, 6x19m, SK Camat Penjual yg mengurus Surat Hub. Aryanto 0812.6332.7787 - (061) 9168.5324
TOYOTA Kijang LGX Thn. 2000. Diesel. W. Coklat metalik. mobil cantik, VR, VW, CL, Harga 113Jt. Nego. BK Medan. Asli (Panjang). Hub. 0812 655 2171 - 0813 9654 6112 TP
MINI & EFEKTIF IKLANKAN PRODUK ANDA
Pelanggan Yang Terhormat HA TI-HA TI terhadap penipuan yang mengatas HATI-HA TI-HATI namakan PT. Harian WASPADA, kami dari PT. Harian WASPADA tidak pernah mengirim sms untuk membeli TI-HA TI apabila anda ingin produk anda, dan HA HATI-HA TI-HATI melakukan transaksi jual beli melalui transfer. Segala akibat yang terjadi diluar tanggujawab PT. Harian WASPADA. Apabila anda mencurigai sesuatu, silahkan hubungi kami di 061-4576602. Terimakasih
!
Bursa
PROPERTY
KAVLINGAN MUSLIM CASH & KREDIT
TANAH DIJUAL
Surat SK Ganti Rugi Camat Medan Johor: 340/19/1982. A/n. YUSRIADI SMHK luas 600m2. yang terletak: Jl. Eka Warni Gg. Aswad. Bagi yang menemukan hub. 7872010
TELAH HILANG/TERCECER
Asli Surat Penghunjukan tanggal 11 April 1963 - dan Surat Permohonan Izin Sementara tanggal 2 Januari 1969. Atas nama SHEK KIM MOI yang terletak di Jl. Danau Batur Lingkungan III Kelurahan Sei Agul Kecamatan Medan Barat. BERITA TERCECER
Telah tercecer 1 bh dompet hitam berisi: STNK spd mtr BK 4031 KU, STNK Mbl BK 1668 EU, SIM C, SIM A, KTP, Semau A/n. Beth Almaveth R. Lingga, JL. Pelita I No. 78 Medan Perjuangan. 1 bh KTP a/n. Josia Sitepu almt Jl. Dr. Mansur Gg. Berkat & Surat² Penting lainnya. Tercecer hr kamis mlm tgl. 22 Juli 2010 antara Jln. Pantai Timur/ Psr. 2, Gaperta, Beringin Raya & P. Helvetia. Bagi Bapak/ Ibu yg menemukannya mohon hubungi segera alamat diatas atau Jl. Pantai Timur/ Psr. 2 No. 72, Telp. 8477.110 / 0813.9790.6545, kami akan memberi imbalan yg PANTAS. Terima kasih
Harian
Media yang Tepat untuk Iklan Anda
Bursa
TERCECER
LPK PAULINE
Aplikasi Window XP/ Internet................ 200 Rb (2 minggu) Komputer Aplikasi Perkantoran Lengkap 350 Rb (1 bulan) Autocad 2D/ 3D/ 3D Max......................... 300 Rb (10 hari) SAP/ EBTAB (Tehnik Sipil)....................... 400 Rb (10 hari) Merakit Komputer/ Lengkap................... 400 Rb (6 hari) Autocad 2D + 3D + 3D Max/ SAP............. 1,2 Jt (4 bulan) Desain Grafis + iNTERNET....................... 600 Rb (1 bulan) Aplikasi kantor + Internet....................... 450 Rb (1 bulan)
Ingin Promosikan Produk Anda Harian
WASPADA
RENTAL MOBIL
Media yang Tepat untuk Iklan Anda
SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKes)
BANTENG TOWN HOUSE
KAWASAKI Ninja RR 2005 Dijual (Versi Built Up). Warna hitam. Mulus, jarang pakai. Nama sendiri. Hub. 0812 6408 0567
WASPADA
Daftar langsung belajar, Waktu Bebas, Tanpa batas usia Jl. Sei Batang Hari Ujung 170 Medan Telp. 844.2158 - 844.2159 BULAN PROMO DISCOUNT 20% TUNAI
sangka dalam perkara tindak pidana karena mengelola Universitas Islam Sumatera Utara (UISU) tanpa izin. Dalam surat No. Pol : S.Pgl / 1280 / VI, 2010 / Dit Reskrim tanggal 18 Juni 2010 yang ditandatangani Direktur Reserse Kriminal Polda Sumut, Kombes Pol Agus Andrianto, SH menyebutkan Ir. Helmi Nasution dan dr. Chairul Mursin sebagai tersangka karena menjalankan akademik tanpa izin Pemerintah, memberikan ijazah, sertifikat kompetensi, gelar akademik tanpa hak sebagaimana dimaksud dalam pasal 67 Yo, pasal 71 UU No 20 tahun 2003 tentang sistimPendidikanNasional.(m39)
Khusus Medan Deli, Marelan, Labuhan, Belawan Hub. 0812 6390 660 Iklan Anda Dijemput
HARGA BELUM TERMASUK PPN 10%
KURSUS KOMPUTER CEPAT -
Dikatankannya, pemeriksaan dua dekan UISU tersebut merupakan langkah penyidik terkait kasus yang saat ini ditangani pihak Tipiter Poldasu yang sebelumnya telah menetapkan Ir Helmi Nasution dan dr Chairul Mursin sebagai tersangka. “Mereka diperiksa sebagai saksi dalam kasus pengelolaan UISU tanpa izin tersebut,” ujarnya lagi. Seperti diketahui setelah memeriksa sejumlah saksi, dan atas pengaduan Ketua Kopertis wilayah Sumut dan NAD, pe-nyidik Satuan IVTindak PidanaTertentu (Tipiter) Polda Sumut menjadikan Ir Helmi Nasution dan dr Chairul Mursin sebagai ter-
FAX.4561347
Bursa
Ingin Promosikan Produk Anda Harian
A5
WASPADA Bursa
PENGOBATAN
AHLI MENGOBATI
Masalah Kesuburan (Belum mempunyai keturunan) Hub. 0813.6115.0061
Uk. 10x20m - Uk. 10x18m, SK Camat Jl. Karya Jaya Gg. Eka Dame Medan Johor HP HP.. 0813.6133.3248 - (061) 7636.6649
LAPTOP SONY = 2,8 JT * P4 WARNET @588 RB
Camera baru Video=775 Rb, *PROJECTOR 3Jt. *Laptop2Jt -(Servis sewa) Toshiba + Printr Color baru =2.5 Jt Byon:core2dvdrw14”=2.3 Jt Toko: Grosir LAPTOP BARU & 2ND Acer: Cor 2 Tom160Wcam1Gb @2482 Rb HP. 0812.636.1967 Jl. Rantang 20s P4+Lcd+Meja + Printer Color = 2 Jt
MINI & EFEKTIF IKLANKAN PRODUK ANDA
Bursa
PELUANG BISNIS INVESTASI BARU: Profit Setiap hari, Rp. 1,5 Jt, Via Rekening Anda tanpa bekerja selama 360 hari, Model min Rp. 300.000 SMS “Alamat” Ke: 0819.0156.4918 HP. (0249) 1267.667
Dapatkan untung dan hadiahnya !!! Pemasangan depot air minum isi ulang cash dan kredit DP 0% (cukup bayar angsuran 1) atau angsuran hanya Rp. 1 Juta-an syarat dan ketentuan berlaku Hubungi: 0813 7064 9288
Ingin Promosikan Produk Anda Harian
TANAH SHM KAVLINGAN DIBINJAI KOTA DIJUAL
Uk. 7x15m², SHM : 25 Jt Uk. 10x20m²,SHM : 50 Jt Uk. 14x15m², SHM : 50 Jt Uk. 10x25m², SHM : 60 Jt Cocok buat Rumah Tempat tinggal, Investasi masa depan di Jl. Semi 3/ Gunung Kidul 5 Km dari Kota Binjai, Tempat strategis Akses dekat ke kota Binjai, Harga nego HP. (061) 7706.0301 HP. 0813.7629.5205 Discount Spesial sampai 20% Buruan ambil sekarang
WASPADA Media yang Tepat untuk Iklan Anda
DIJUAL TANAH SIAP BANGUN TERLETAK DI JL. TUBA IV NO.64 KEL. T.SARI MANDALA III KEC. MEDAN DENAI LUAS TANAH: 20 X 77 M² = 1.540 M² HUB:08126405979
MINI & EFEKTIF IKLANKAN PRODUK ANDA
Pasang Iklan “WASPADA”
Telp: 061 - 4576602
JL. KLAMBIR V NO. 152 KP. LALANG MEDAN
TERAPI NYATA LUAR BIASA PAKAR PENGOBATAN ALAT VITAL PALING SPEKTAKULER DITANGANI LANGSUNG OLEH AHLINYA
H. YAIS SUPRIATNA
MASTER OF KEJANTANAN DAN KEROHANIAN Melayani besar/ panjang langsung ditempatkan Permanen untuk selamanya/ seumur hidup dijamin 100% alami tidak ada efek samping, tidak pake suntik, vacum, silicon, asli urut dan totok ramuan pedalaman khas baduy. Jangan salah informasi disini tempatnya yg pasti, dengan relatif singkat hanya waktu 25 menit, kami akan buktikan alat vital anda menjadi Jumbo...
TIDAKTERBUKTI DITEMPAT JANGAN DIBAYAR
Hati-hati dengan “TANPA BATAS PENGLARIS Pengobatan Serupa..??? USIA DAN AGAMA” KARIR, Pilih yg benar dan pasti Hari Minggu/ Besar PEKET, yg bisa membuktikan Tetap Buka DLL dan memberi garansi Jam. 08.00 s/d 21.00 Hub. 0812.6989.1115 Hubungi Alamat: Jl.SM. Raja masuk Jl. Amaliun, Jl. Laksana Simpang Utama No. 69, 100m dari Yuki Simpang Raaya buka tiap hari
Jangan Lewatkan Interaktif langsung dengan PASAK BUMI di DELI TV Setiap Sabtu Malam Pkl. 22.30 Wib (Live)
Call Center: 0818 090 73481 BALAI PENGOBATAN TRADISIONAL
ALAT VITAL
DITANGANI OLEH AHLINYA: M. SUHERDI
DARI PELABUHAN RATU SUKABUMI JABAR
Terapi keperkasaan seksualitas Pria hasil permanen tanpa efek samping, alami, bebas pantangan, untuk semua usia Hasil langsung reaksi ditempat, cukup satu kali berobat
MENANGANI KELUHAN: MENAMBAH UKURAN
-
Panjang: 13, 14, 15, 16, 17, 18, 19, 20 cm Besar: 3,5. 4,5. 5. 5,5. 6 diameter Memperkeras, Tahan lama Ejakulasi dini, Mani encer Impotensi, Lemah syahwat Diabetes, kencing manis/ batu
Juga melayani problem asmara, mempercepat jodoh, pengasihan, penglaris, buka aura, pasang susuk, dll ALAMAT KELINIK TETAP: Jl. SM. Raja Masuk ke Jl. Utama No. 18 Medan Dari Toko Roti Majestik ±100meter Izin Kejaksaan: B/DSP.5/12/2008 Izin Dinkes: No. 448/0649/I/2008 HP. 0812.6388.7999 Buka setiap hari
Populer
A6
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Ilmuwan Buru Tanda-tanda Awal Kehidupan Di Bumi TIDAK seorang pun tahu kapan terbentuk kehidupan paling awal di atas permukaan bumi ini meski sedikit bukti yang dimiliki para ilmuwan menunjukkan bahwa kehidupan sudah ada tidak lama setelah planet kita terbentuk. Para pemburu fosil terus mengumpulkan batu-batu di seluruh penjuru bumi ini yang membantahkan bukti-bukti bentuk kehidupan kuno yang ditemukan sebelumnya dan kontroversi sekarang melingkupi pernyataan-pernyataan tentang bukti kehidupan awal sebelumnya. Salah seorang pemburu fosil tersebut adalah Nora Noffke, seorang pakar sedimentologi di Universitas Old Dominion di Norfolk, Virginia, AS. Noffke dan timnya baru-baru ini menemukan bebatuan di Afrika Selatan beserta bukti cyanobacteria berumur 2,9 miliar tahun lalu, yang menjadi bukti tertua dari bentuk kehidupan ini. Cyanobacteria merupakan jenis bakteri dengan sel tunggal yang masih berkembang di atas permukaan bumi sampai sekarang yang mendapatkan energinya dari sinar matahari, lewat fotosintesis. Umur bumi sendiri diperkirakan sekitar 4,5 miliar tahun. Para ilmuwan selama ini telah mengklaim sebagai orang-orang yang menemukan tanda-tanda jenis kehidupan primitive lainnya dari masa lebih awal dalam sejarah Bumi sejauh 3,4 miliar tahun namun klaim tersebut dipertanyakan dengan bukti-bukti yang kemudian ditemukan di lapangan. Noffke menjabarkan temuantemuannya dan usahanya yang terus-menerus melakukan pencarian bukti tentang kehidupan awal di muka bumi ini dalam buku teknis baru yang diberi judul Geobiology: Microbial Mats in Sandy Deposits From the Archean Era to Today. Tersimpan di batu Kehidupan primitive meninggalkan bekasnya di Bumi lewat perubahan bentuk bebatuan, pembentukan pola dan mineral hanya terbentuk dalam kehidupan sekarang ini. Tanda-tanda semacam itu disebut biosignatures. Noffke menghabiskan waktu bertahun-tahun dengan terus mengasah kemampuannya untuk mengenali tanda-tanda ini dengan mata telanjang.
1
Beting es Ronne
60°
3XODX 6 *HRUJLD
0°
30°
30°
$ 1 7 $ 5 . 7 , . $
P
Rekahan yang menjadi fosil ini berusia 2,9 miliar tahun dan ditemukan di Afrika Selatan. Rekahan tersebut menandai adanya kehidupan mikroba di arus air. Penelitian menunjukkan rekahan semacam itu terbentuk akibat badai. “Sekarang saya sudah paham apa yang akan dicari dan di mana mencarinya,” katanya kepada LiveScience. “Setelah menemukan tempat yang menjanjikan, kami kemudian mencari sampel secara teliti dan kami melakukan banyak analisa untuk melihat apa sebenarnya yang ada di sana.” Cyanobacteria yang ditemukan Noffke tumbuh di pasir pantai sebagai mikroba dengan lapisan tipis menyerupai karpet di atas tanah. Karpet semacam itu terdiri dari triliunan sel bakteri, dan meninggalkan karakteristik di bebatuan yang terbentuk dari pasir. Cyanobacteria paling awal yang ditemukan Noffke, berusia 2,9 miliar tahun, berasal dari endapan yang disebut Pongola Supergroup di KwaZulu-Natal, Afrika Selatan. Bakteri tersebut sudah relatif berkembang, jadi diperkirakan sumber bakteri tersebut sepertinya sudah ada sebelum masa itu, katanya.
“Cyanobacteria sudah dalam bentuk prokariota yang lengkap,” katanya. “Pembentukan cyanobacteria butuh waktu, berapa lama, tidak ada yang tahu, namun mereka terbentuk tidak dalam kurun waktu beberapa juta tahun.” “Jadi, sepertinya makhluk hidup sudah ada di atas planet kita tidak lama setelah bumi terbentuk sekitar 4,54 miliar tahun lalu.” Sulit dapatkan bukti Kemungkinan besar kehidupan terbentuk pada masa-masa awal, meskipun sangat sedikit bukti yang bisa ditemukan saat ini. “Hampir semua bebatuan dari periode terbentuknya kehidupan paling awal telah musnah, dan tandatanda kehidupan paling awal yang masih abadi sangat sulit ditemukan,” aku Noffke.“Bebatuan paling tua menyatu kembali ke kulit Bumi, dan tidak bisa ditemukan lagi,” kata Noffke. “Bebatuan yang kita dapat-
kan hanya berupa pecahan batu yang sangat kecil dari yang pernah ada karena proses tektonik Bumi.” Menemukan tanda-tanda kehidupan purbakala ini secara tidak langsung mengabarkan kepada para ilmuwan tentang kehidupan maju yang pernah ada. Contohnya, cyanobacteria, yang merupakan organisme bersel tunggal, menghasilkan oksigen. Organisme bersel banyak, yang disebut kehidupan eukaryotic, membutuhkan oksigen untuk hidup. Para ilmuwan memperkirakan sebagian besar sumber oksigen awal di Bumi diciptakan oleh makhluk bersel tunggal itu. “Pertanyaannya, kapan oksigen yang bisa diukur pertama kali ada dalam sejarah Bumi?” kata Noffke. “Jika ada cyanobacteria yang bisa memprodukksi oksigen 3 miliar tahun lalu, maka oksigen tersebut memungkinkan organism yang lebih tinggi untuk berevolusi.”Syafri/msn
Berikan makanan alami segar bagi bayi agar tumbuh sehat./yc mencerna protein dalam susu sapi sebagaimana mestinya. Selain itu, susu sapi tidak mengandung gizi penting sebanyak yang terdapat di air susu ibu dan susu sapi mengandung mineral yang bisa merusak perkembangan ginjalnya. -Makanan lain yang sebaiknya dihindarkan dari bayi: Garam (ginjal bayi belum cukup kuat untuk memproses garam), makanan rendah lemak (tidak dianjurkan untuk anak usia di bawah 2 tahun), jus jeruk yang tidak dicampur air, telur mentah, pemanis buatan, makanan mengandung lemak tinggi seperti sosis dan makanan dengan tambahan penyedap. -Makanan dengan potongan kecil Makanan kecil dan keras seperti kacang, pop corn, permen, kismis sebaiknya dihindarkan dari bayi karena makanan tersebut bisa membuat bayi tersedak. Bahkan makanan lembut seperti permen jelli bisa tersangkut di kerongkongan bayi. -Makanan penyebab alergi Para dokter menganjurkan para orangtua untuk bersabar sampai anak mereka berusia di atas 1 tahun atau lebih untuk memperkenalkan makanan yang biasanya menimbulkan alergi, seperti kacang. Sebaiknya memperkenalkan makanan baru secara bertahap, tunggu beberapa hari untuk memastikan tubuh bayi Anda tidak memberi reaksi negatif pada makanan tersebut. Jika riwayat alergi ada pada keluarga Anda, sebaiknya Anda periksakan anak ke
Dalam beberapa minggu pertama penyapihan (penghentian pemberian ASI pada bayi), sebaiknya berikan makanan berupa bubur kepada bayi, seperti bubur wortel, bubur kentang, dan pisang serta pear yang dilembutkan. Makanan bayi kemasan biasanya banyak mengandung gula, jadi sebaiknya Anda mempersiapkan makanan alami segar bagi bayi sehingga Anda tahu pasti apa kandungan dalam makanannya. Syafri/yc
nosa terhadap anemia tanpa menggunakan energi listrik. Alat tersebut harganya sekitar 30 dolar, bisa memproses 15 mikroliter sampel darah dari 30 orang, dan bisa memisahkan darah menjadi komponen sel darah merah dan plasma dalam waktu 20 menit. “Sally Centrifuge,” demikian mereka menyebut alat ciptaan mereka yang saat ini tengah menjalani ujicoba di lapangan. Sebagai bagian dari program Di luar Batas Tradisi (BTB) Universitas Rice, inisiatif kesehatan global difokuskan pada negara-negara sedang berkembang. Kerr dan Theis dengan membawa alat temuan mereka telah mengunjungi negara seperti Ekuador, Swailand dan Malawi, di mana di klinikklinik terpencil di negara-negara tersebut mereka bisa melakukan ujicoba nyata atas alat tersebut. Di negara terpencil dan miskin, diagnosa positif atas penyakit ane-
Lila Kerr dan Lauren Theis bangga memperlihatkan Sally Centrifuge./yc
1 Amundsen
3HOD\DUDQ EDOLN
.XWXE 6HODWDQ Q 90E°°
150°
Beting es Ross
2 Scott
80°
$QWDUNWLND
150°
180°
120°
ANTARRKTIKA ANTARKTIKA TIMUR 70° 70
3 Shackleton
60° 50°
enjelajahan Antarktika mencapai puncaknya pada awal abad ke-20, selama rentang waktu 25 tahun ketika 16 ekspedisi yang diberangkatkan dari delapan negara berbeda berlomba untuk menjadi yang pertama tiba di Kutub Selatan. Tujuh belas anggota ekspedisi meninggal dalam perjalanan, memunculkan nama era itu sebagai “masa heroik eksplorasi Antarktika.” Perang Dunia I menjadi akhir dari masa heroik itu, tetapi pada tahun-tahun sebelum perang tiga ekspedisi terakhir meraih prestasi terbesar dan paling tragis. Pada 15 Desember 1912, ekspedisi dipimpin Roald Amundsen dari Norwegia menjadi yang pertama mencapai Kutub Selatan. Dia terlibat dalam lomba yang dipublikasikan secara luas dengan tim dari Inggeris pimpinan Sir Robert Falcon Scott. Walau tim Scott juga mencapai kutub 33 hari setelah Amundsen, kesemua lima anggota timnya meninggal dalam perjalanan kembali. Setahun kemudian penjelajah asal Inggris, Ernest Shackleton, memimpin ekspedisi dengan tujuan untuk menjadi yang pertama menyeberangi Antarktika. Mereka berencana mendaratkan tim di Laut Weddell, menyeberangi benua melalui Kutub Selatan dan kemudian keluar di Laut Ross. Namun kapal Shackleton,
Endurance, terperangkap di es sebelum bisa menepi ke darat, memunculkan kisah penyelamatan penjelajahan paling mengerikan. Endurance terapung-apung di lautan es berbulan-bulan sampai akhirnya hancur, memaksa tim pimpinan Scott meninggalkannya dan bertahan di bongkahan es terapung. Mereka hanyut 164 hari, hingga terdampar di Pulau Elephant. Begitu sampai di pulau itu, mereka menyadari satu-satunya peluang untuk selamat adalah dengan mencapai pos perburuan paus di Pulau South Georgia – 1.287 kilometer di timur, di seberang laut. Dengan peralatan navigasi sangat sederhana, Shackleton dan beberapa anggota timnya membatalkan ekspedisi dan berlayar menuju ke timur dengan salah satu sekoci penyelamat dari Endurance. Enam belas hari kemudian, dua hari setelah kehabisan air tawar, mereka mencapai South Georgia. Shackleton dan krunya yang letih masih harus berjalan 36 jam naik-turun melewati pegunungan bersalju sebelum tiba di pos penangkapan paus. Shackleton secepatnya kembali ke Pulau Elephant dan menyelamatkan orang-orang yang ditinggalkannya. Kesemua mereka selamat.
%LOO 3LW]HU ZPSLW]HU#LQIRDUW] FRP ವ +DN FLSWD k 7KH 1HZ <RUN 7LPHV 6\QGLFDWH
Rambut Ungkap Kemana Saja Anda Bepergian PERCAYA tidak percaya, begitulah pernyataan para ilmuwan bahwa rambut yang menjadi mahkota Anda menyimpan catatan kemana saja kaki Anda telah melangkah. Penelitian itu mengungkap, rambut menyimpan semua zat kimia di rambut Anda. Penelitian ini pula, seiring dengan kemajuan yang dicapai, diharapkan bisa membantu para penyelidik untuk mengidentifikasi korban kejahatan. Karena lewat rambut akan diketahui di mana terakhir kali sang korban berada sebelum dia tewas. Bersama dengan strategi forensik lainnya, teknik ini telah digunakan untuk membantu mengungkap satu misteri. “Departemen kepolisian dan sheriff menghubungi kami dan mengajukan kasus-kasus yang belum terungkap dengan pertanyaan “Bisakah Anda menganalisa rambut ini dan memberitahu kami korban ini berasal dari mana?” kata ahli analis kimia Lesley Chesson dari IsoForensics, sebuah perusahaan penelitian ilmiah di kota Salt Lake City. Tubuh kita menggunakan air yang kita minum untuk membentuk protein di rambut, kuku, otot dan jaringan tubuh kita yang lain. Dalam
Mesin Pembuat Salad Jadi Alat Kesehatan KITA sadar untuk hidup sehat harus banyak mengkonsumsi makanan berdaun hijau, namun siapa yang pernah nyangka kalau mesin pemutar yang biasanya digunakan untuk membuat salad malah menjadi alat kesehatan yang bisa digunakan untuk menyalamatkan jiwa manusia. Dua alumni Universitas Rice, Lila Kerr dan Lauren Theis, diberi tugas dalam kelas Introduction to Bioengineering andWorld Health. Dan tugas tersebut mengantar mereka pada penemuan penting yang tidak membutuhkan biaya mahal. “Kami ditugaskan untuk menemukan cara mendiagnosa anemia tanpa menggunakan listrik, tanpa mengeluarkan biaya mahal dan dengan benda yang bisa dibawa ke mana saja.” Keduanya kemudian memodifikasi mesin pembuat salad menjadi sentrifugal (mesin pemutar) yang berhasil memisahkan darah untuk memungkinkan dilakukannya diag-
+DQ\XW GL HV
60°
120°
La Ross Laut Ro
3
%HUOD\DU GHQJDQ VHNRFL
7HUSHUDQJNDS HV
SSamudera Pasifik Pa Pa Selatan
-Makanan yang sebaiknya diberikan kepada bayi
-Susu sapi Sebaiknya Anda memberikan air susu ibu (ASI) kepada bayi sampai usia satu tahun karena bayi tidak bisa
.HS )DONODQG
$PHULND 6HODWDQ 3 (OHSKDQW
2
-Peringatan Jangan beri makan anak di dalam mobil. Sulit menjaga keseimbangan ketika kita sedang melaju di atas mobil dan akan timbul resiko tersedak jika mobil melaju di atas jalan bergelombang.
-Mentega kacang Mentega kacang yang padat dan lengket sulit untuk ditelan bayi. Sebaiknya Anda mengenalkan mentega kacang atau mentega padat lainnya pada bayi usia di atas dua tahun.
5XWH (QGXUDQFH
Laut Weddell
ANTARKTIKA BARAT
dokter untuk memastikan kapan anak boleh diperkenalkan dengan makanan seperti susu sapi, kacang, gandum, kedelai, ikan dan telur.
-Madu Madu bisa mengandung spora beracun. Jaringan usus pada manusia dewasa cukup kuat untuk mencegah pertumbuhan spora ini, namun tidak pada sistem pencernaan bayi. Makanan sehat ini bila diberikan pada bayi malah akan menghasilkan racun berbahaya yang mengancam jiwa.
Samudera Pasifik Selatan
90°B
Makanan Pantang Untuk Bayi
PARA ibu baru mungkin bingung makanan apa saja yang boleh dan tidak boleh diberikan pada bayi mereka ketika mulai memperkenalkan makanan berat. Usia yang dianjurkan untuk mulai mengenalkan makanan lain kepada bayi selain air susu ibu atau susu formula adalah usia 4-6 bulan, demikian menurut Akademi Ilmu Kesehatan Anak Amerika. Setelah itu, seorang ibu sebaiknya mulai memperkenalkan makanan baru secara bertahap guna melatih sistem pencernaan bayi. Ketika Anda memutuskan untuk mulai memperkenalkan makanan baru bagi bayi Anda, berikut beberapa tips soal makanan yang pantang bagi bayi sampai usia satu tahun.
Apaa Y Yang Mengakhiri “Masaa Heroik” k Antarktika? ta t a?
mia (kekurangan darah merah) merupakan petunjuk penting bila dokter ingin mengetahui masalah kesehatan lainnya seperti gizi buruk, atau penyakit menular kronis seperti malaria dan HIV/AIDS. Sampai sekarang, sampel darah yang diperoleh di lapangan harus dikirim ke rumahsakit dengan laboratorium berfasilitas lengkap yang jaraknya sangat jauh, sementara pasien dibiarkan menunggu hasilnya - jeda waktu yang bisa mengakibatkan kematian. Dengan kemampuan mendiagnosa kondisi seorang pasien pada ‘saatnya’ dengan menggunakan Sally Cenrifuge, maka diharapkan penanganan yang tepat bisa dilakukan sebelum penyakit atau kondisi pasien memburuk. Maria Oden, seorang guru besar dan penasehat tim tersebut, sangat bangga ketika menggambarkan kesuksesan kedua wanita muda itu dalam menerima tugas yang malah menghasilkan sesuatu yang menyelamatkan jiwa sekaligus menekan tantangan kesehatan di kawasan terpencil dan miskin secara ekonomi di dunia ini. “Para pelajar ini telah melakukan tugas luar biasa dengan menggunakan alat sederhana dan murah kemudian mengubahnya menjadi alat kesehatan untuk menunjukkan korelasi tingkat hematokrit di dalam darah. Banyak di antara pasien di klinik-klinik di negara ketiga menderita anemia, dan itu merupakan masalah kesehatan yang menyedihkan. Dengan mampu mendiagnosa penyakit tersebut lewat menggunakan alat tanpa listrik, dan dengan alat yang berbiaya sangat murah, adalah sesuatu yang bernilai tinggi.”Syafri/YC
Rambut ternyata menyimpan data penting tentang keberadaan kita./ wpc mempersempit beda antara kekuatan dan kelemahan analisa rambut sebagai alat forensik. Dalam satu kasus yang belum terungkap, tim tersebut diminta untuk membantu identifikasi jenasah seorang wanita berusia 20 tahun yang ditemukan tewas akibat luka tusukan di tahun 1971. Setelah menganalisa isotop di rambutnya, para ilmuwan menyimpulkan wanita itu tinggal di Northern California setidaknya selama 18 bulan sebelum meninggal dunia. Petunjuk itu membantu para detektif untuk memfokuskan pencarian mereka. Dengan bantuan catatan orang hilang, DNA dan bukti lainnya, mereka akhirnya mengetahui identitas korban sebagai wanita bernama Mary Alice Willey. Temuan itu setidaknya memberi kabar pasti kepada keluarga korban dan membuka kemungkinan untuk menemukan pembunuhnya. Dalam kasus lain, tim tersebut bisa menjelaskan bahwa seorang korban berambut panjang berpindah-pindah tempat setiap enam bulan sekali selama dua tahun terakhir sebelum jenazahnya ditemukan dekat satu panggung konser di pantai Great Salt Lake. “Dengan hasil, hampir semua jenis minuman yang dikonsumsi menunjukkan lokasi asalnya, penelitian ini menjadi langkah penting yang memungkinkan kita tetap optimis bahwa isotop di rambut akan mengungkap perjalanan seorang anak manusia,” kata Jason West, se-orang ahli ekologi di Texas A&M Uni-versity di College Station. “Apa yang kita pelajari dari penelitian ini adalah kita akhirnya memahami di mana kekuatan dan batasan kita,” tambahnya. Syafri/CNN
beberapa tahun terakhir, para peneliti menemukan bahwa jaringan-jaringan ini akhirnya menyimpan catatan jenis kimia air keran yang berbeda jenisnya bergantung geografinya. Sidik jari tersebut memiliki formula rasio yang unik antara hydrogen yang berat dan ringan serta atom oksigen. Atom dari berat yang beda disebut isotop, dan isotop memiliki rasio yang berbeda dalam air keran bergantung proses campuran dengan air samudera dan air dari langit – di mana atom yang lebih berat sepertinya sulit untuk menguap dan sepertinya lebih cepat jatuh dari langit. Bagi penelitian selanjutnya, Chesson dan rekan-rekannya ingin meneliti bukan hanya air keran guna mencari tahu apakah jenis minuman umum lainnya juga akan diketahui dari mana asalnya. Pada tiga perjalanan ke penjuru Amerika Serikat, Chesson membeli air kemasan kaleng dan botol merk Coke, Dasani dan bir Budweiser dari 33 kota. Dia juga mengumpulkan sampel air keran dan membawa semua itu ke dalam laboratorium untuk diteliti. Hasilnya, yang disiarkan di Journal of Agriculture and Food Chemistry, menunjukkan kesesuaian yang hampir mendekati dalam rasio isotop antara air keran, soda dan air kemasan botol dari masing-masing daerah, hal ini mungkin karena perusahaan tersebut menggunakan air lokal. Untuk bir Budweiser tidak begitu ada kesesuaian karena hanya ada 12 perusahaan bir di negara itu. Di beberapa tempat, malah tidak didapati kecocokan karena air minum dan minuman yang dijual di toko-toko adalah barang impor dari daerah lain. Lewat penelitian yang terus berjalan, Chesson dan rekan-rekannya
Sport
WASPADA Minggu,
25 Juli 2010
A7
Mennegpora Penuhi Janji, Stadion Teladan Akan Direnovasi
Empat Rekornas Pecah
. Parlindungan Purba: Dukung Pembangunan GSG
MEDAN (Waspada): Renovasi Stadion Teladan mendapat titik terang. Sabtu (24/7) pagi, tim dari Kantor Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemennegpora) meninjau stadion kebanggaan warga Medan dan Sumatera Utara umumnya dan Gedung Serba Guna (GSG) Jalan Pancing/Willem Iskandar Medan Estate.
Waspada/Setia Budi Siregar
Staf Ahli Mennegpora Prof Dr Ir H Djohar Arifin Husein (kanan) sedang memberikan penjelasan di Stadion Teladan Medan, Sabtu (24/7).
Waspada FC Juara Grup, BS-Waspada Lolos Liga Futsal Antar Media Siwo PWI Sumut MEDAN (Waspada): Waspada FC sukses meraih kemenangan di laga penyisihan terakhir atas Realitas 8-3, sekaligus tampil di babak delapan besar sebagai juara Grup B pada Liga Futsal AntarMediaSiwoPWISumutPiala Gubsu II di Lapangan QS Futsal Jl. Bunga Asoka Medan, Sabtu (24/7). Bermain minus kapten tim Austin Tumengkol, Waspada FC tetap tampil percaya diri menghadapi lawan yang sama-sama sudah lolos ke babak delapan besar. Gol pembuka Zultamser dimenit-menitawalsemakinmeningkatkan permainan tim yang dimanajeri Edward Thahir itu. DavidSwayanayangmenyandangbankapten,suksesmencetak dua gol di babak pertama, sebelum akhirnya Novrizal dan FerdinandSembiringmasing-masing menambahsatugoluntukmengakhirilagababakpertamadengan kemenangan 5-0. Usai jedah, Realitas yang turut diperkuat Ketua PWI Sumut MSyahrirmemperkecilkekalahan lewat tiga gol Agus Salim. Namun tambahan dua gol David dan satu gol Zultamser membuat Realitas semakin jauh tertinggal. Dengan hasil itu, Waspada FC di babak delapan besar yang akan digelar Senin (26/7) besok, berhadapan dengan runner-up GrupAHarian Global.Sedangkan Harian Realitas menantang juara
bertahan Medan Bisnis A yang tampil sebagai juara Grup A setelah menundukkan Global 4-2. “Kemenangan ini sesuai target, dan kami sudah siap tampil habis-habisan menghadapi Global di perempatfinal. Kami berharap dapat mengulang sukses tahun lalu tampil di semifinal,” ujar David yang sementara menjadi pemain tersubur dengan koleksi 17 gol. Sementara itu, BS-Waspada memastikan lolos ke babak delapan besar setelah kemarin menaklukkan timWartawan Unit Poldasu 4-3. Kemenangan tim asuhan pelatih H Syahputra MS itu tidak diraih dengan mudah. Absennya tiga pemain Armin Nasution, Edwin Dani dan HasanulHidayatmembuatpermainan tim semifinalis tahun lalu itu kurang maksimal. Kapten tim Hendra DS yang tampil sebagai starter bersama Syafri Juanda, Syaiful Bahri dan Robinson Simbolon tertinggal 0-3 di babak pertama lewat dua gol Dedi Afrizal dan Josmarlin. BS-Waspada berhasil bangkit di babak kedua. Diturunkannya M Thoriq cukup membantu serangan tim yang dimanajeri Yenni Artika itu. Syaiful Bahri
akhirnyatampilsebagaipahlawan dengan mencetak empat gol, sekaligus membawa timnya melaju ke babak perempatfinal. “Hasil ini sudah cukup memuaskan, apalagi pada laga penting kali ini kami minus tiga pemain. Saya berharap pada laga delapan besar nanti, seluruh pemain dapat tampil dan kami siap menghadapi siapapun lawannya,” ujar H Syahputra MS. PertandinganlainnyadiGrup C, Sumut Pos menelan kekalahan dari Forum Jurnalis 2-5. Kekalahan itu membuat Sumut Pos harus berjuang habis-habisan pada laga terakhirnya menghadapi Pewarta Foto untuk meraih tiket delapan besar. Pewarta Foto yang sudahmengoleksiduakemenangan juga memiliki peluang lolos jika mampu mengalahkan tim asuhan pelatih Iwan Junaidi itu. Di Grup D, Posmetro A melaju ke babak delapan besar sebagai juara Grup setelah bermain imbang 4-4 atas Analisa. Posisi runner-up Grup D diduduki Andalas setelah menaklukkan Medan Pos 14-4. Pada laga tidak menentukan lagi, Harian Bersama yang bersaing di Grup B meraih kemenangan 4-1 atas Medan Bisnis B. (m42)
Jadwal Pertandingan Minggu (25/7): 15.00 PWI Sumut vs Posmetro B 15.00 IJTI Sumut vs Bersama 16.00 Pewarta Foto vs Sumut Pos
Waspada/Khairil Umri Batubara
Kapten Tim Waspada FC David Swayana sukses membobol gawang Realitas lewat tendangan penalti. Gol itu membuat David untuk sementara menjadi pemain tersubur dengan 17 gol pada Liga Futsal Antar Media Siwo PWI Sumut Piala Gubsu II di Lapangan QS Futsal Jl. Bunga Asoka Medan, Sabtu (24/7).
Problem Catur
Hitam melangkah, mematikan lawannya sepuluh langkah. Jawaban lihat halaman A2.
Prof Dr Ir H Djohar Arifin Husein, selaku tim dari Kemennegpora mengatakan, renovasi Stadion Teladan akan diperjuangkan melalui APBN-P tahun 2010. “Untuk itulah diharapkan pemerintah daerah dapat segera membuat perincian pembiayaan renovasi Stadion Teladan,” kata Djohar didampingi staf Sarana Prasarana Kemennegpora Agus Prayetno dan Ian Sugiana. Mennegpora Andi Alfian Mallarangeng tampaknya serius. Dan ini hendaknya dapat disahuti serius pula oleh pemerintah daerah. Disebutkan Djohar, Mennegpora berharap sarana olahraga bersejarah yang kondisinya memprihatinkan dapat direnovasi, seperti StadionTeladan, Stadion Mattoangin, Stadion Gelora 10 November, Stadion Manahan Solo dan beberapa stadion lainnya di tanah air akan direnovasi. Namun, terang Djohar, Stadion Teladan mendapat perhatian serius dari Mennegpora. Perhatian serius Mennegpora Andi Mallarangeng terhadap Stadion Teladan sudah disampaikan saat berkunjung ke Gedung Harian Waspada beberapa waktu lalu. “Kemennegpora tetap mem-
berikan perhatian kepada sarana prasarana olahraga. Kita lihat dulu perkembangan, kan Kota Medan sedang bersiap Pilkada. Selesai Pilkada baru kembali dibicarakan,” kata Andi Mallarangeng saat itu. Djohar yang turut hadir dalam kunjungan ke Harian Waspada tersebut menambahkan, sudah selayaknya Stadion Teladan direnovasi. Stadion yang berdiri tahun 1953 ketika tuan rumah PON III tersebut, saat ini kondisinya sangat memprihatinkan. Bahkan klub PSMS sudah terkena dampaknya tidak dapat menjadi tuan rumah di rumah sendiri. Untuk merenovasi Stadion Teladan standar FIFA ada 17 item yang harus dirampungkan. Di antaranya, individual seat dalm arti tempat duduk memiliki nomor, lampu, lapangan (saluran air). Bahkan dua staff Sarana Prasarana Kemennegpora Agus Prayetno dan Ian Sugiana menambahkan, sentle ban akan dibangun lintasan atlet sintetis (tartan). “Sentle ban Stadion Teladan, bisa enam lintasan atletik,” tambah Ian Sugiana. Dengan begitu Sumatera Utara memiliki dua lintasan atle-
tik sintetis, sebelumnya di Universitas Negeri Medan (Unimed). Dalam kunjungan tersebut turut dihadiri, Kasubdis Sarana Prasarana Dispora Sumut Sujamrat Amro dan Kadispora Medan Drs Basrul Manan. Seusai meninjau Stadion Teladan, tim Kemennegpora meninjau Pusat Olahraga Terpadu Sumut Gedung Serba Guna (GSG). Djohar Arifin yang juga Staf Ahli Kemennegpora menyebutkan, Kemennegpora memback-up kelanjutan pembangunan GSG. “Tahun 2011 pembangunan GSG sudah rampung,” kata Djohar yang mengaku GSG cukup megah. Pantauan Waspada, kemarin pembangunan GSG sudah dilanjutkan. Pembangunan GSG yang sempat “terkatungkatung” sejak peletakkan batu pertama tahun 2003, sekarang dalam tahap persiapan walaupun kesiapan pembangunan berkisar 50 persen. Sementara anggota DPDRI Parlindungan Purba yang juga Ketua Umum Pengprov Percasi Sumut juga mendukung pembangunan GSG. Peninjauan tim Kemennegpora ke GSG adalah tindak lanjut dari kunjungan anggota DPD-RI ini Rabu (21/7) di Kantor Mennegpora di Jakarta. “Pembangunan sarana prasarana untuk mendukung kemajuan olahraga di Sumatera Utara,” ujar Parlindungan Purba didampingi Sekretaris Umum Percasi Sumut Perry Iskandar. (m20)
JAKARTA (Waspada): Empat rekor nasional (Rekornas) berhasil dipecahkan pada Kejuaraan Nasional Menembak Piala Kapolri 2010 yang berakhir pada Sabtu (24/7), di Lapangan Tembak Senayan, Jakarta. Keempat rekor tersebut masing– masing dari nomor 10 meter air pistol yunior, 10 meter air rifle beregu putra, 25 meter centre fire pistol beregu putra, serta rapid fire pistol putra. Di nomor 10 air pistol yunior, petembak belia asal Bali, Cok Istri Amrita P, berhasil memecahkan rekor baru atas namanya sendiri dengan total skor 460,7 yang diciptakannya pada Kejuaraan Anniversary di Jakarta Juni lalu dengan skor 458,7. Sedangkan di nomor 10 meter air rifle beregu putra, Tim Puslatda Jawa Timur berhasil mencatat rekor terbaik dengan skor 1722, mempertajam rekor yang diciptakan regu tembak Jawa Tengah pada PON XVI di Palembang 2004 silam. Dari nomor centre fire jarak 25 meter beregu para petembak dari Kartika Shooting Club mencatat rekor baru dengan skor 1698 mempertajam rekor lama 1679 yang diciptakan pada Kejuaraan Menembak antar perkumpulan pada 2003 silam. Satu lagi nomor yang sukses mencatat rekor baru yakni 25 meter rapid fire pistol putra, yang juga diciptakan petembak asal Kartika Shooting Club Totok T dengan skor 744,4, sekaligus mempertajam rekor lama atas nama AnangYulianto 736,8 yang diciptakan pada Kejurnas Anniversary lalu. Ketua Umum PB Perbakin Nanan Soekarna, mengaku cukup senang dengan terjadinya pemecahan empat rekornas di Kejuaraan Kapolri kali ini. Menurutnya, hal ini menjadi langkah awal yang baik dalam upaya mengembalikan prestasi atlet tembak nasional, setelah mengalami penurunan dalam beberapa tahun terakhir. Terlebih, karena dalam dua even internasional terdekat, yakni Ke-
Waspada/Yuslan Kisra
Ketua Umum PB Perbakin, Irjen Nanan Soekarna, mengaku puas dengan hasil Kejuaran Menembak Kapolri Cup 2010. juaraan Menembak se-Asia Tenggara (SEASA) dan SEA Games, bakal dilakoni di Jakarta. “Mudah-mudahan dengan adanya perbaikan rekor ini, menjadi langkah awal untuk mengangkat kembali prestasi olahraga menembak di tanah air,” sebut Nanan yang juga Irwasum Polri ini, sembari menambahkan pihaknya akan berupaya untuk terus memantau atlet tembak melalui beberapa kejuaraan tingkat nasional. Kejuaraan Menembak Kapolri Cup dalam rangka hari jadi Polri ke-64 dan Perbakin yang ke-50 kali ini ditutup secara resmi oleh Menpora Andi Mallarangeng. Dalam sambutannya, Menpora mengatakan, pemerintah akan mendukung penuh langkah PB Perbakin untuk mengangkat kembali prestasi olahraga menembak di kancah internasional. Bahkan mantan juru bicara kepresiden ini berjanji akan membantu PB Perbakin dalam melakukan perbaikan sarana lapangan tembak yang terletak di kawasan Senayan dan dibangun pada 1997 silam, jelang menghadapi kejuaraan bergengsi SEASA di Jakarta yang sesuai jadwal bakal digelar pada Desember 2010 mendatang, serta SEA Games 2011, yang kali ini Indonesia akan menjadi tuan rumah. (yuslan)
11 Atlet Cacat Sumut Ikut Kejurnas Waspada/Setia Budi Siregar
Ketua Umum Pengcab PSSI Medan Drs HM Darwin Syamsul (kedua dari kanan) sedang menyaksikan pertandingan Festival U-13 HUT ke-4 SSB Patriot di lapangan Patriot Jalan Air Bersih Medan, Sabtu (24/7).
Ketum PSSI Medan Buka Festival HUT Ke-4 SSB Patriot Diikuti 36 SSB MEDAN (Waspada): Ketua Umum Pengcab PSSI Medan Drs HM Darwin Syamsul membuka Super Seri Festival Sepakbola U-13 Seri II antar sekolah sepakbola se-Sumatera Utara dalam rangkaian memperingati HUT ke-4 SSB Patriot di lapangan Patriot Jalan Air Bersih Medan, Sabtu (24/7). Darwin Syamsul meminta kepada pengurus SSB khususnya di Kota Medan untuk meningkatkan pembinaan dengan harapan prestasi sepakbola di Sumatera Utara khususnya Kota Medan dapat lebih baik lagi. Darwinmendukungpelaksanaanfestival yang digelar SSB Patriot. Bahkan, dia menyambut positif SSB Patriot yang rutin melaksanakan kejuaraan. PSSI Medan memberikan perhatian kepada SSB yang aktif dalam menggelar kejuaraan dan partisipasi dalam berbagai kegiatan regional dan nasional. Baru-baru ini, Dispora Sumut melalui Pengcab PSSI Medan menyerahkan bantuan peralatan cabang sepakbola. Ini menunjukkan perhatian besar pemerintah daerah dalam menggairahkan olahraga dalam hal ini sepakbola. “Kegiatan ini hendaknya dapat merangsang pembina
untuk lebih serius dan bagi siswa sekolah sepakbola dapat lebih giat berlatih,” ujar Darwin Syamsul yang turut didampingi unsur kepengurusan PSSI Medan. Sementara Ketua Panpel Heri Dodi Saptono menyampaikan terima kasih atas perhatian yang diberikan Pengcab PSSI Medan yang sudah secara resmi membuka festival yang 24 sampai 31 Juli 2010. Festival yang turut didukung sponsorship Honda diikuti 36 SSB berasal dari Kota Medan dan sekitarnya. Pool A terdiri dari: Patriot Orange, Andespa, Kenari Utama. Grup B: Gumarang A, Hendra 105 Deli Tua, Sejati Pratama. Grup C: Dispora Putih, Tunas Remaj, Patriot Muda. Grup D: Harapan Bangsa, Al Batros, Medan Soccer. Grup E: Generasi Medan B, Tasbih, Melati Jaya Sergai. Grup F: Merah Putih Sergai, Lubukpakam Bersinar, Harapan Bangsa B. Grup G: SPM, Sinar Sakti B, Bina Pratama Karo.Grup H: PTP Wil I B, Mandiri, Kebun Bunga. Grup I: Patriot Putih, PHS Deliserdang, Bina Bakat Lubukpakam.GrupJ:GumarangB,Sinar SaktiA,Agtagana.GrupK:Dispora Biru, Karisma, Al Hikmah. Grup L: Generasi Kosek, PTP Wil I A, Generasi Medan. Hasil Sabtu: Gumarang ASejati Pratama 0-0, Patriot Or-
ange-Kenari Utama 0-0, Dispora Putih-Patriot Muda 0-0, Harapan Bangsa-Medan Soccer 0-1, Generasi Medan B-Melati Jaya 0-0 dan Merah Putih-Harapan Bangsa B 1-0. Hari ini pertandingan digelar mulai pukul 09.00 hingga 18.00. (m20)
MEDAN (Waspada): 11 Atlet cacat Sumut ikut Kejuaraan Nasional (Kejurnas) atletik olahraga cacat di Solo, 25 hingga 29 Juli 2010. Mereka kelihatan gembira saat akan bertolak ke Solo via Jakarta melalui Bandara Polonia Medan dengan penerbangan Lion Air JT-935, Sabtu (24/7). Empat di antara mereka kalangan wanita. Bahkan di antaranya ada yang menggunakan kursi roda dan sebagian besar menggunakan tongkat penyangga, namun para atlet cacat dari Badan Pembina Olahraga Cacat (BPO) Sumatera Utara kelihatan yakin akan meraih medali emas. “Saya yakin atlet-atlet Su-
matera Utara dapat menyabet sedikitnya enam medali emas dari beberapa cabang olah raga pada Kejurnas arletik olahraga cacat di Solo Jateng,” kata Ketua BPOC Sumut Zulkifli menjelang bertolak ke Jakarta. Hadir juga pada kesempatan itu Nezar Juli selaku pembina, sekaligus melepas rombongan para atlit cacat tersebut bertolak ke Solo melalui Bandara Polonia Medan. Zulkifli menyatakan, tim atlit olahraga cacat tersebut sudah mempersiapkan diri lebih dari 1 bulan dengan mengadakan latihan rutin di Medan. “Harapannya dapat menyabet medali emas sebanyak mungkin,” ujarnya. (m32)
Mengucapkan selamat dan semoga berbahagia dalam menempuh hidup baru kepada kedua mempelai:
Mohammad Fadly Syahputra, B.Sc, M.Sc (IT) (Putra Kel. Ir. H. Hafas Fadillah, M.AP, M.Si & Hj. Cut Yusnawaty, SE, M.Si)
dengan
Noviyanti, S.ST, M.E.M (Putri Kel. Ir. H. Amni Amin & Hj. Nurhayani, SH, Sp.N)
Pada Minggu, 25 Juli 2010 pukul 11.00 s.d 17.00 WIB Bertempat di Gedung Uniland Jl. M.T. Haryano No. 1 - Medan. Dari:
H. Prabudi Said
Sport
A8
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Vettel Start Terdepan HOCKENHEIM, Jerman (Waspada): Andalan tuan rumah SebastianVettel secara dramatis merebut posisi start pertama balap mobil Grand Prix Jerman
reuters
Sebastian Vettel merebut pole position GP Jerman di sirkuit Hockenheim, Sabtu (24/7) malam, sebagai pole keenamnya musim ini.
Lorenzo Lewati Pelatihan Dengan Mudah
setelah mengatasi catatan waktu rivalnya Fernando Alonso dalam kualifikasi di sirkuit Hockenheim, Sabtu (24/ 7) malam.
Hasil kualifikasi GP Jerman 1. Sebastian Vettel, Jerman, Red Bull, 1:13.791 2. Fernando Alonso, Spanyol, Ferrari, 1:13.793. 3. Felipe Massa, Brazil, Ferrari, 1:14.290. 4. Mark Webber, Australia, Red Bull, 1:14.347. 5. Jenson Button, Inggris, McLaren, 1:14.427. 6. Lewis Hamilton, Inggris, McLaren, 1:14.566. 7. Robert Kubica, Polandia, Renault, 1:15.079. 8. Rubens Barrichello, Brazil, Williams, 1:15.109. 9. Nico Rosberg, Jerman, Mercedes, 1:15.179. 10. Nico Hulkenberg, Jerman, Williams, 1:15.339. 11. Michael Schumacher, Jerman, Mercedes, 1:15.026. 12. Kamui Kobayashi, Jepang, Sauber, 1:15.084. 13. Vitaly Petrov, Rusia, Renault, 1:15.307. 14. Adrian Sutil, Jerman, Force India, 1:15.467. 15. Pedro de la Rosa, Spanyol, Sauber, 1:15.550. 16. Jaime Alguersuari, Spanyol, Toro Rosso, 1:15.588. 17. Sebastien Buemi, Swiss, Toro Rosso, 1:15.974. 18. Jarno Trulli, Italia, Lotus, 1:17.583. 19. Heikki Kovalainen, Finlandia, Lotus 1:18:300. 20. Timo Glock, Jerman, Virgin, 1:18.343. 21. Bruno Senna, Brazil, HRT, 1:18.592. 22. Tonio Liuzzi, Italia, Force India, 1:18.592. 23. Sakon Yamamoto, Jepang, HRT, 1:19:844. 24. Lucas di Grassi, Brazil, Virgin, -
Stoner Hanya Incar Balapan LAGUNA SECA. AS (Waspada): Rider Fiat Yamaha Jorge Lorenzo gagal menjadi yang tercepat dalam sesi pelatihan bebas hari I MotoGP AS. Namun, dia mengaku telah menjalani free practice pertama dengan cukup mudah. Pembalap Spanyol itu, tidak mampu mengejar Casey Stoner yang berada di barisan paling depan dan hanya bisa memperkecil jarak dengan hanya beda waktu 0.233 detik dan menyabet posisi kedua. Lorenzo memang mengalamimasasulitpadaduabalapan di Laguna Secca lalu. Maka, tak heran jika Stoner merasa sangat mudahmenjalanibalapankaliini, apalagi dia juga tidak mendapati kendala dengan motor. Kendati demikian, pemimpin kejuaraan dunia ini beren-
cana akan membuat beberapa penyesuaian padaYamahaYZRM1 agar bisa menggeber motornya lebih cepat lagi. “Sesi latihan yang cukup baik dan segalanya berjalan mudah. Kami tidak menemukan masalah besar dan saya mampu berada di depan sejak start. Stoner sangat cepat dan kami harus bekerja keras untuk bisa mengejarnya,” papar Lorenzo Sabtu (24/7). “Saya perlu membuat sedikit perubahan untuk balapan saya besok dan berharap akan membantu kami sedikit lebih cepat. Selain itu untuk memastikan kami bisa berjuang saat sesi kualifikasi dan balapan,” tambahnya. Stoner sendiri menyebut dirinya hanya mengincar kemenangan dalam balapan yang berlangsung Senin (26/7)
reuters
Casey Stoner, mengincar kemenangan di GP AS, Senin (26/ 7) dinihari.
dinihari Wib itu Di sesi latihan pembuka, andalan Ducati ini berhasil mengatasi semua rivalnya dengan mencatatkan waktu tercepat 1 menit 21.699 detik, namun Stoner menyebut perolehan di sesi balapan adalah yang paling penting. Apalagi dia punya pengalaman pernah meraih podium teratas di Laguna Seca tahun 2007 silam. “Secara keseluruhan kami merasa puas karena kami menyetting kecepatan saat ini dan
“Jika dia mendapatkan set pertama, saya rasa akan sulit melewati permainan berikutnya karena pada set kedua dia melakukan servis lebih baik dari saya. Itu saat terpenting dalam pertandingan.” MantanjuaraAS Terbuka2003 iniakanbertemuunggulanketujuh XavierMalisse,yangmenumbangkanpetenisUkrainaIllyaMarchenko de-ngan 6-3, 6-2. SementaraDonaldYounggagal menjadikannyapetenisASkeenam yang lolos ke babak delapan besar setelah takluk 7-5, 6-3 dari petenis Afrika Selatan Kevin Anderson, sedangkanunggulanketigaLleyton Hewitttumbangditanganpetenis Slovakia Lukas Lacko 6-4, 6-2. (ap/ h09)
Kuis Tebak Pemain Terbaik Pesta Bola 2010
Nurjayani Pemenang Honda Scoopy M E D A N ( Wa s p a d a ) : Nurjayani Manurung warga Jl. Gaperta Ujung Kelurahan Tanjung Gusta Medan, terpilih sebagai pemenang utama Kuis Tebak Pemain Terbaik Pesta Bola 2010 dan berhak mendapat satu unit sepeda motor Honda Scoopy (on the road). Keberuntungan Nujayani menjadi pemenang utama setelah kuponnya diundi Billy Ertanto selaku Direktur PT. Citra Mekar Sari Advertising sekaligus Event Organizer (EO) gelaran kuis yang terselenggara atas kerjasama PT. Harian Waspada dan PT. Eagle Indo Parma dengan produknya Geliga Balsem dan Minyak Urut GPU dari Cap Lang. Pengundian kuis sendiri digelar di Lantai I Kantor Harian Waspada, Sabtu (24/7), bersamaan dengan pengundian Kuis Tebak Juara Pesta Bola 2010. Namun untuk Kuis Tebak Juara, nama pemenang baru akan diumumkan pada Senin (26/7). Acara yang dipandu MC Yenni Artika kemarin turut disaksikan puluhan warga yang beberapa di antranya diberi kesempatan mengundi. “Kita salut dengan antusias warga yang mengikuti kuis ini. Ke depan kami tetap berkomitmen mendukung kegiatan kuis yang diadakan Harian Waspada, baik dalam meriahkan gelaran Piala Dunia, maupun Pial Eropa,” ujar Billy. Sekretaris Panpel Erwinsyah SE mengatakan, jumlah kupon diterima panitia selama satu bulan sejak 11 Juni hingga 11 Juli terkumpul sekira 350 ribu lembar. “Jumlah ini meningkat dari tahun sebelumnya,” jelas Erwinsyah. Untuk hadiah 3 unit TV 29 Inci pemenagnya adalah Taufan Gunawan Jl. Makmur Dusun VI Tanjung Kec. Percut Sei Tuan Kabupaten Deli Serdang, selanjutnya Sri Mahyuni Jl. Utama Helvetia Medan dan Dharmawan S Jl. Sekata Gg. Teratai Me-
Waspada/Surya Efendi
Direktur PT. Citra Mekar Sari Advertising, Billy Ertanto mengumumkan nama pemenang satu unit sepeda motor Honda Scoopy pada pengundian Kuis Tebak Pemain Terbaik Pesta Bola 2010 di Lantai I Kantor Harian Waspada Jl. Letjen Suprapto/Brigjen Katamso Medan, Sabtu (24/7). dan. Hadiah 2 unit laptop dimenangkan Yusisno Jl. Brigjen Katamso Medan dan Ahmad Azhari Jl. Helvetia Raya Medan. Untuk hadiah satu unit lemari es diraih Makhyar Jl. Melati P. Halvetia Medan. Untuk 5 pemenang hadiah masing-masing uang tunai senilai Rp5 juta adalah Ade Putra Jl. Budi Pembangunan Medan, Ihwanuddin Jl. Karya Masjid Gg. Budi Medan, Nurdin Tarigan Jl. Hangtuah Stabat Kabupaten Langkat dan Riki Setiawan Jl. Soekarno Hatta Binjai Utara. Selain pemenang tersebut di atas, juga terdapat 5 pemenang handphone dan 15 pemenang hadiah hiburan (lihat daftar nama pemenang). Para pemenang dapat mengambil hadiah mulai Kamis (29/7) di Kantor Harian Waspada setiap jam kerja. Pemenang wajib membawa fotocopy identitas diri sesuai yang tertera di kupon pemenang. (m42)
PT. Tirta Sibayakindo Jl. Raya Medan-Brastagi km 55 Desa Doulu Berastagi Tanah Karo 22156 Sumatera Utara Tel/Fax. 061.8470820
INVITATION FOR PROFESIONAL PEOPLE It’s our aim here in Danone Group to be the world’s fastest moving food company. Today, we focus in dairy, baby foods, beverages and medical nutrition with nation concept of health and well being products. As a leading beverage company in Indonesia and no.1 water producer in the world, Danone AQUA invites high competent professionals to join our company as:
MECHANICAL ENGINEER. -
Minimum of diploma degree in mechanical engineering At least having work experience of 2 years as mechanical engineer in multinational or big group national company Having excellent mechanical skill in blowing molding, injection, filling machine and hidrolic and pneumatic system.
ELETRICAL ENGINEER. -
Minimum of diploma degree in electrical engineering At least having work experience of 2 years as electrical engineer in multinational or big group national company Having excellent electrical skill in blowing molding, injection, filling machine ( programable login control and electrical trouble shooting (wiring diagram)
The candidates shall have good analytical and problem solving skills and willing to be placed in Brastagi, North Sumatra. If you consider that you are the right candidate, please send your recent comprehensive resume to :
Human Resources Department PT Tirta Sibayakindo (DANONE AQUA)
Jln Medan - Berastagi Km 55 Berastagi - North Sumatera. siti.wahyuni@danone.com Subject : Mechanical Engineer For Mechanical Engineer Electrical Engineer For Electrical Engineer (not more than 2 weeks after this advertisement. Only qualified candidates will be notified and invited for interviews.
di depan pembalap Renault Robert Kubica, yang membuat balapan Minggu bakal seru dan ketat. Hamilton di posisi teratas peringkat juara dunia dengan raihan 145 angka, disusul Button 1 3 3 , s e m e n t a ra We b b e r memiliki poin 128, dan Vettel 121. Hasil mengesankan dibuat duo Williams, setelah Rubens Barrichello dan Nico Hulkenberg mampu masuk 10 Besar dengan meninggalkan juara dunia tujuh kali Michael Schumacher di posisi ke-11, karena gagal lolos ke sesi terakhir kualifikasi yang berisikan 10 peserta. Pada pagi hari, Vettel juga memimpin sesi free practice III dengan mengatasi tantangan Alonso, serta Webber, dan Massa, setelah dia membukukan waktu tercepat 1 menit 15.103 detik. Alonso, yang merajai FP II, kali ini harus puas di belakang Vettel dengan beda waktu 0.284 detik, sementara catatan waktu Webber terpaut 0,605 detik. (ap/h09)
Albert Riera Ke Olympiakos
kami akan melanjutkanya besok,” ujar Stoner kemarin. “Dibeberapabalapanmu-sim inikamibisatampilcepatsaathari Jumat, namun tidak mampu memperbaiki dan kehilangan kesempatan. Jadi, kami ingin memastikan tidak ada suatu masalah yang terjadi di sini,” lanjutnya. “Saya tidak berambisi untuk menjadiyangpertamadisesilatihan. Saya ingin menjadi yang pertama diakhirbalapan nanti,”tambahnya. (ap/crash/h09)
Roddick Melaju Di Atlanta ATLANTA, AS (Waspada): Andy Roddick melaju di kejuaraan tenis ATP Atlanta, di AS, Sabtu (24/7), untuk melengkapi sukses tuan rumah yang meloloskan lima petenis di babak perempatfinal. Roddick, peringkat ke lima dunia menyudahi perlawanan Rajeev Ram dengan 6-1, 6-7 (1-7), 6-3. Dengan hasil ini, unggulan pertama tersebut menjadi petenis AS kelima melaju ke perempatfinal menyusul John Isner, Mardy Fish, Taylor Dent dan Michael Russell yang yang sudah duluan mendapatkan tempat. “Permainan pertama dari tiga set, saya melakukan beberapa break points,” kata Roddick dilansir Sky Sport.
Vettel, pembalap Red Bull Racing, yang juga peraih pole di GP sebelumnya di Inggris dua pekan lalu, membukukan waktu 1 menit 13,791 detik, atau hanya unggul 0,002 detik dari raihan waktu Alonso yang 1:13,791. Hanya dua driver yang berhasil menembus limit waktu 1:13 diantara 24 kontestan dalam mengitari sirkuit sepanjang 4,6 km ini. Hasil ini juga merupakan pole keenam bagiVettel, kendati dia baru memenangkan dua dari 10 seri yang sudah bergulir. Rekan satu tim Alonso di Ferrari, Felippe Massa akan start dari posisi ketiga setelah mencetak waktu 1:14,290 mengatasi teammate Vettel di Red Bull MarkWebber yang menorehkan waktu 1:14,374. Webber merupakan pemenang GP Inggris di Silverstone lalu. Sementara duet McLarenMercedes, masing-masing juara dunia Jenson Button, dan pemimpin kejuaraan dunia Lewis Hamilton menempati posisi start ke lima dan enam,
reuters
Pemain Sporting Lisbon Helder Postiga melakukan takcling terhadap Patrick Viera dari Manchester City, ketika tim mereka bertemu di laga persahabatan di New York, AS, kemarin (24/ 7). Sporting menang 2-0.
Sporting Atasi City NEW YORK, AS (Waspada): Yannick Djalo mencetak dua gol di babak pertama untuk mengantar Sporting Lisbon menang 2-0 atas Manchester City pada Jumat dalam suatu eksibisi pertandingan persahabatan di stadion Red Bulls Arena, New York, AS, kemarin (24/7). Djalo menandukkan umpan silang Simon Vukcevic dari sisi kanan dan tidak terjangkau uluran tangan kiper Joe Hart di menit ke-23. Djalo menambahkan gol keduanya di menit ke-40. Dia memanfaatkan umpan silang dari Daniel Carrico kemudian mengecoh Hart dan menggiring bola ke gawang sebelum melesakkannya ke gawang yang tidak terjaga. “Sungguh senang bisa menunjukkan apa yang dapat saya lakukan pada kompetisi yang bagus ini,” ujar Djalo.
Craig Bellany memiliki satu peluang yang sangat baik untuk mencetak gol bagi Manchester City saat ia baru bermain empat menit pada pertandingan itu. Bellamy berusaha menerobos pertahanan Sporting namun tembakannya dari luar kotak penalti berhasil dihentikan kiper. Sembilan menit kemudian Bellamy mendapat peluang lain namun tembakannya masih melenceng ke sisi gawang. Pertandingan persahabatan hari Jumat itu merupakan bagian dari suatu turnamen eksibisi, yang dinamai New York Challenge. Dalam pertandingan lain pada kompetisi persahabatan itu, Manchester City akan bermain melawan Red Bulls dan Spurs menghadapi Sporting. (ant/afp/h09)
LIVERPOOL: Pemain sayap Albert Riera resmi meninggalkan Liverpool dan bergabung dengan tim Olympiakos Yunani. Pemain sayap ini mengakhiri sisa kontrak dua tahunnya di Anfield setelah dijual dengan harga sekitar 5 juta Pounds (Rp 70 miliar) dan menerima kontrak berdurasi empat tahun di klub barunya tersebut. Riera pindah ke The Reds dari Espanyol tahun 2008 dengan biaya sebesar 8 juta Pounds (Rp 112 miliar) dan telah mengoleksi 40 penampilan serta mencetak tiga gol bersama klub kebanggan Merseyside tersebut. Musim lalu, Riera gagal menjadi pilihan utama Rafael Benitez dan hanya tampil sebanyak 12 kali. Sementara Olimpiakos telah mengumumkan kepindahan pemain sayap Spanyol tersebut. “Olimpiakos telah mengakuisisi Albert Riera,” pernyataan yang dikutip dari klub Yunani tersebut dilansir sky sports, Sabtu (24/7).
Vidic Perpanjang Kontrak Di MU MANCHESTER: Pemain bertahan Serbia Nemanja Vidic perpanjang kontraknya di Manchester United (MU). Demikian dilaporkanKepala Eksekutif MU, David Gill. Berapa waktu lalu sejumlah media membicarakan niat pemain bertahan tersebut segera hengkang dari MU menuju Real Madrid. Namun, hal ini segera terbantahkan oleh Gill dan menyatakan pemainnya tersebut tetap bertahan di Old Trafford. “Saya senang akhirnya kesepakatan dengan Nemanja telah tercapai tiga atau empat minggu lalu,” kata Gill pada MU TV dilansir Sporting Life, Sabtu (24/7). Sang kepala eksekutif belum mengumumkan berapa tahun durasi kontraknya, yang pasti dirinya yakin Vidic akan menandatanganinya bulan depan. “Kami duduk bersama Nemanja dan penasehatnya setelah musim lalu berakhir dan mulai diskusi. Mereka menghentikannya ketika Nemanja ikut Piala Dunia, namun kembali saat Serbia tersingkir.” “Surat kontrak belum ditanda tangani. Surat tersebut saat ini ada padapengacarakamidansedangdiperiksapenasehatpemaintersebut. Saat ini dia masih liburan dan akan kembali untuk meneken kontrak. Kami sudah jabat tangan dan pasti mendapatkan tanda tanganVidic awalAgustus.BeritabaikuntukUnited,Nemanjadanparapendukung,” katanya.(skysport/goal/m20)
Mode & Masakan
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
B1
Liputan Kuliner Nasi Goreng Ayam Bumbu
Spesial Iga
HIDANGAN iga sapi yang satu ini memang sedikit berbeda daging iganya cukup tebal, empuk, dengan bumbu yang begitu beraroma. Sauted (tumis) iga sapi dipadukan saus BBQ dan saus lada hitam oriental terasa lebih lezat. Sajian ini tidak menggunakan bahan penyedap dan seratus persen mengandalkan racikan bumbu. Dihidangkan bersama nasi putih, emping, kentang goreng dan salad sayuran sangat pas di lidah. Apalagi menikmatinya sambil rileks di Desa Desa Resto yang tentu saja bernuansa pedesaan di kawasan Jl. Setia Budi Medan. Sebagai penyegar, minuman buah original, yang memang bercitarasa buah asli tanpa campuran apapun. Ada juga wedang jahe dari olahan segar jahe merah dan wedang asem, dari rebusan air asam jawa dan gula merah. Hidangan alternatif lain diantaranya, Nasi Goreng Ayam Bumbu, aneka sajian oriental, tradisional dan western food. Semua ini bisa dinikmati sambil bersantai atau browsing internet ditengah desiran daun bambu dan alunan musik yang lembut. Naskah dan foto: Tri kesuma.
Serba Ayam Di Marry
Brown
MENIKMATI Kota Wisata Genting Highlands di Malaysia,rasanya belum lengkap jika tidak mampir di Resto Marry Brown. Tempat ini menyediakan aneka makanan sesuai selera. Meski tidak terlalu mengadopsi makanan khas Eropa, tetapi sebagian makanan dengan rasa daging disiapkan khusus bagi mereka yang gemar konsumsi serba daging dan roti. Jika ingin makanan yang serba ayam di sini cobalah sajian serba Kuah sup sebagai ayam dengan aneka rasa pelengkap hidangan. ditabur dengan saos pedas manis. Sebagai pelengkap, makanan ini ditaburi juga dengan kerupuk garing rasa singkong. Nasi dengan ayam goreng ditambah kacang sangrai menu pilihan juga di tempat ini. Jika ingin sedikit kuah, padukan saja dengan kuah sup yang
Nasi dan ayam saus pedas. diberikan khusus dalam satu hidangan. Minuman pelengkap umumnya disajikan yang hangat, karena udara di kawasan ini lumayan dingin. Tapi bagi mereka yang gemar es cream, bisa juga memilih aneka es cream yang mereka suka di kawasan itu.
Naskah dan foto : Anum Saskia
Nasi dan ayam bertabur kacang sangrai.
Wedang Asam Jawa Wedang Jahe
Keluarga
B2 HAN 2010 Momen Penting Perbaikan Nasib Anak M E M PE R J UA N G K A N nasib anak dari berbagai sisi perlu terus dilakukan. Meskipun setiap tahun Hari Anak Nasional (HAN) diperingati, namun masih terkesan seremonial saja. Masih banyak masalah yang dihadapi anakanak saat ini. Eksploitasi, kekerasan, penculikan bahkan pembiaran kasus pornografi. Daerah perlu melahirkan Perda untuk kepentingan anak, agar lebih mudah mengakomodir hak-haknya. Demikian pula terhadap nasib anak-anak yang masuk kategori cacat tunanetra,mereka harus diberikan hak yang sama dengan anak normal lainnya. Demikian mantan Ketua Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Dra Ir Giwo Rubianto Wiyogo MPd, anggota DPRD Sumut, Nurhasanah S.Sos dan Dra Jenni Heryani Pemerhati penyandang cacat tuna netra. Giwo Rubianto Wiyogo MPd Basmi Kejahatan Pada Anak Mantan Ketua Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI), Dra Giwo Rubianto Wiyogo MPd menekankan HAN kali ini sangat tepat untuk mengambil langkah membasmi kejahatan pada anak terutama persoalan pornografi kasus kekerasan fisik dan psikis, penculikan sampai eksploitasi pada anak perlu penanganan serius dan tidak bisa ditawar-tawar lagi. Dalam kasus pornografi, kata Giwo Rubianto adanya kasus vidieo pornografi ArilLuna-Cut Tari yang belum selesai juga. Kasus ini sebagian kecil saja yang dibicarakan dan mencuat kepermukaan , sebelumnya sangat banyak kasus publikasi adegan porno melalui banyak media, terutama internet. Publikasi ini tentu sangat merugikan anak. Memang, anak berhak mendapatkan informasi, tetapi bukankah informasi adegan porno melanggar hak anak?
Giwo Rubianto Wiyogo MPd
Dra Jenny Heryani
Informasi yang menginspirasi perkembangan tumbuh kembang anak adalah informasi yang membentuk karakter. Persoalan yang mendasar adalah mengapa pemerintah seolah tidak sensitif terhadap upaya perlindungan hak anak dari publikasi ponografi? Mengapa pemerintah seolah melakukan pembiaran? Apakah memang disengaja, agar masyarakat terlanjur lupa?. Niat tersebut sangat bermartabat, karena sebagai upaya melindungi anak dari pusaran pornografi yang menggerogoti nilai budaya Indonesia. Kemudian, sambung Giwo, kasus penculikan anak. Akhir-akhir ini, kasus penculikan anak semakin memperihatinkan, bahkan tahun 2009 dan awal tahun 2010 semakin mengemuka di publik. Kasus penculikan anak di Puskesmas Jawa Tengah, Jakarta Timur, Jawa Barat dan lain-lain merupakan pertanda bahwa Rumah sakit, Puskesmas tidak boleh “miss manajemen”. Ketelitian harus menjadi prioritas, karena menyangkut keselamatan anak yang dilahirkan. Pemerintah juga mesti tanggap, mengapa penculikan justru terjadi di tempat-tempat pelayanan publik?. Hal lain yang perlu dicermati, sambung Giwo Rubianto, kasus kekerasan anak, semakin hari semakin meningkat. Kekerasan di sekolah, kekerasan dalam bentuk penelantaran, pemukulan, tendangan hingga pembunuhan. Namun pemerintah belum tegas dalam menangani pelaku kekerasan. Sangat banyak kekerasan yang dilakukan guru hanya dianggap biasa saja, tanpa proses hukum yang jelas. “Lihatlah bagaimana respon pemerintah negara tetangga seperti; Filiphina dan Australia sangat tegas dalam menindak pelaku kekerasan,
Indayati Oetomo
Perempuan Tak Mau Ketinggalan Tentang Leader SEMAKIN banyak kaum perempuan yang tidak mau ketinggalan pengetahuan tentang kepemimpinan atau leader dalam sebuah perusahaan. Hal ini ditandai semakin banyaknya perempuan yang ikut ambil bagian dalam berbagai seminar khususnya yang membicarakan soal kepemimpinan. “Saya lihat seperti itu, hari inipun pesertanya banyak perempuan, mereka bukan saja dari perusahaan tetapi dari kalangan organisasi yang mereka ikuti,”kata Direktur Internasional John Robert Powers Indonesia, Indayati Oetomo saat berlangsungnya seminar Human Resources Development, berlangsung pekan lalu di JW Marriot Hotel Medan. Merutnya dengan mengikuti seminar ini, diharapkan semakin tinggi kesadaran para pemimpin perusahaan untuk mentransfer ilmu mereka kepada bawahannya, dengan pemikiran bahwa seorang pemimpin itu harus meninggalkan seorang kader. “Seorang leader dalam sebuah perusahaan harus mampu mentransformasi kemampuannya kepada bawahannya. Namun, sistem regenerasi masih minim di perusahaan
Indonesia, tak lebih dari 10 perusahaan di Indonesia yang berhasil menerapkan itu. Wah kalau di Indonesia, bisa dihitung dengan jari tak lebih dari sepuluh,” ujarnya disela kegiatan seminar berlangsung. Dalam seminar yang dihadiri ratusan peserta baik dari perusahaan dan organisasi ini, Indayati mengatakan banyak leader yang bisa bicara dan memberi informasi, namun tak banyak yang bisa mentransformasi sehingga terjadi regenerasi di perusahaan. “Semua orang bisa bicara, tapi belum bisa transform yang akan menghasilkan perubahan. Kalau inform mendengar lalu ditelan, jadi orang yang berbicara juga bisa mentransformasi. Itu kualitas seorang leader, di sini kita mengajaran leader skill,” jelasnya. Leader, lanjutnya yang mampu menciptakan orangorang baru, maka perusahaan tidak akan takut kehilangan siapapun yang akan keluar dari perusahaannya. “Kalau tidak, maka ketika ada karyawan keluar, maka perusahaan akan sibuk mencari orang luar, padahal belum tentu sesuai dengan culture corporate,” tegasnya. Dia melihat, banyak orang
Waspada/Anum Saskia
CENDERAMATA : Indayati Oetomo memberikan cenderamata kepada peserta sebelum kegiatan berakhir. yang berada di posisi atas, takut membentuk orang baru. “Masih banyak yang mentranformasi kepada bawahan, maka di seminar ini itu dilatih,” timpalnya. Seminar ini mengambil dua tema bahasan, yakni stand
out and be confident (pemateri Yudhi Ismayadi) dan leaving a trail of legacy (Deliancy SC Nelwan). “Seorang leader yang baik harus peka terhadap lingkungan dan mau membuat perubahan,” ujar Yudhi Ismayadi.(m36)
SKB Binjai Adakan Kursus Ketrampilan Hantaran KA. SANGGAR Kegiatan Belaja r(SKB) Kota Binjai T.Syarifuddin Rabu (21/7) membuka kursus ketrampilan hantaran bagi kaum perempuan di Taman Ba-
caan Mall (TBM) Binjai Super Mall (BSM) Jalan SukarnoHatta. T.Syarifuddin mengemukakan, pelatihan ketrampilan hantaran yang diikuti anggota HarpiMelati,
Waspada/ Riswan Rika
Ka SKB T.Syarifuddin ketika membuka kursus ketrampilan hantaran di TBM Binjai Super Mall.
Kathalia,Tiara Kesuma dan IPHI Pancawati sebagai usaha peningkatan ketrampilan kaum perempuan. Kursus ketrampilan menurut T.Syarifuddin memberikan pendidikan non formal, sehingga kaum perempuan mampu mandiri.Apalagi kursus hantaran ini bisa dimanfaatkan menambah usaha keluarga. Kursus Ketrampilan diselenggarakan SKB dengan DPC IPHI PancawatiKota Binjai diikuti 31 peserta.Kursus dilaksanakan selama tiga ulan dengan belajar dua kali dalam seminggu di Binjai Super Mall. Ka SKB Binjai T.Syarifuddin ber harap peser ta kursus mampu memperoleh pendidikan non formal ini untuk mandiri. Keterampilan yang dilak-
sanakan secara gratis. Diharapkan kaum ibu bisa memotivasi dirinya dan mengammbil inisiatip berusaha. Apalagi kursus hantaran dilakukan dengan bahan yang murah dan mudah. Sehingga bisa dijadikan usaha keluarga. Ketua DPC IPHI Pancawati kota Binjai Ny.Nilawati Hutapea menyebut-kan, pelatihan selama tiga bulan akan disi berbagai ketrampilan membuat hantaran dari bahan yang mudah dan murah.Bahkan ada bahan dari limbah. Peserta akan dibimbing dari pengurusIPHI Pancawati Kota Binjai dan DPD IPHI Pancawati Sumatera Utara. (a03)
meski kekerasan itu dilakukan oleh orangtuanya sendiri. Bagaimana dengan Indonesia? Kasus Babe yang melakukan kekerasan terhadap anak di Jakarta hingga kini, penanganan kasusnya belum menggembirakan. Memang Babe dalam proses perpanjangan penahanan, namun berapa lama ia harus meringkuk dipenjara?.Bagaimana follow up kasus tersebut? Apakah hanya berhenti pada penanganan kasus semata? Dan tidak ada respon khusus dari pemerintah sebagai upaya preventif agar anak tidak menjadi korban babe-babe lain? Ucapnya datar. Kasus lain yang tidak boleh dianggap enteng, kata perempuan yang aktif di Ikatan Wanita Sarjana Indonesia (ISWI) ini, masalah eksploitasi seksual di daerah pariwisata. Eksploitasi seksual dewasa ini telah menjadi trend mengejutkan di tengah negaranegara ASEAN mengembangkan pariwisata yang non child exploitation. Jika 5 tahun silam, eksploitasi seksual anak di beberapa daerah pariwisata sering terjadi di pusat-pusat kota, belakangan ini mengalami perubahan. Pola modus operandi pelaku bergeser ke sejumlah titik daerah pedesaan yang dekat dengan warga. Nurhasanah S.Sos Perda Perlindungan Anak Perlindungan dan perhatian yang diberikan pemerintah terhadap anak Indonesia dinilai masih kurang. Terbukti sampai saat ini belum ada Peraturan Daerah (Perda) yang mengatur tentang perlindungan anak. Anggota Komisi E DPRD Sumatera Utara Nurhasanah S Sos (foto) menilai, hari anak yang diperingati tiap-tiap tanggal 23 Juli se Indonesia, dinilai hanya bersifat seremonial. Termasuk perayaan Hari Anak yang juga turut dime-
riahkan di Sumut, menurut politisi Partai Demokrat ini, tak lebih hanya situasional atau sekedar action. “Namun kelanjutannya tidak nyata, apa yang dilakukan pemerintah untuk melindungi anak-anak Indonesia,” kata Nurhasanah. Padahal, yang terpenting saat ini anak-anak Indonesia sangat memerlukan perlindungan dari pemerintah, termasuk dari tindakan eksploitasi dan penjualan anak di bawah umur yang kemudian dipekerjakan hingga keluar negeri, bahkan tidak sedikit yang harus rela menjadi pekerja seks. “Masih banyak anak-anak Indonesia terpaksa dipekerjakan hingga ke luar negeri, bahkan menjadi budak seks oleh tindakan oknum mafia atau suatu sindikat. Ini bukan lagi rahasia, namun diakui sangat sulit diungkap tanpa turun tangan pemerintah,” cetus Nurhasanah. Dia juga meminta Pemerintah Sumut proaktif mengingat daerah ini kerap dijadikan basis atau lintas penjualan tenaga kerja anak ke luar negeri, baik lewat Pulau Batam maupun hingga ke negara tetangga. “Harusnya ada Perda yang mengatur itu, sebagai tindak lanjut intruksi perlindungan anak dari Pemerintah Pusat,’ tegasnya. Di sisi lain, Nurhasanah menilai bahwa sebenarnya jika Gubsu H Syamsul Arifin SE ingin mewujudkan seluruh visi misinya yakni, agar rakyat tidak lapar, tidak sakit, tidak bodoh dan punya masa depan, semua persoalan itu ada di Komisi E di DPRD Sumut, yang tentu berkaitan juga dengan persoalan anak. Me n y i k a p i n y a , s e b u t Nurhasanah lagi seharusnya Gubsu memprioritaskan anggaran di sektor tersebut, misalnya dengan memberikan anggaran yang lebih besar untuk Komisi Perlindungan Anak
WASPADA Minggu 25 Juli, 2010
Nurhasanah S.Sos Indonesia Daerah (KPAID) Sumut. Pasalnya, lanjut Nurhasanah instansi ini termasuk banyak membantu kinerja pemerintah dan aparat dalam mengungkap tindakan eksploitasi dan kekerasan yang dilakukan terhadap anak. Namun sangat disesalkan anggaran yang disisihkan lewat APBD DPRD Sumut sangat minim, untuk APBD 2010 saja hanya tertera Rp.400 juta dalam satu tahun anggaran. Dra Jenny Heryani Jangan Abaikan Anak Tuna Netra Dalam pandangannya, nasib anak penyandang tuna netra masih belum mendapatkan penanganan secara maksimal dari pemerintah, terutama kesempatan untuk bisa menikmati jenjang pendidikan. Padahal, kata Jenny, pendidikan begitu penting bagi anak penyandang tuna netra, karena kelak mereka bisa mandiri. Akibat ketidak mampuan orang tua memberikan pendidikan yang layak pada anak penderita tuna netra,sambung dia, anak tersebut cenderung tidak mandiri dan
dimanfaatkan orang dewasa untuk mengemis atau meminta-minta. Padahal, sebut dia, penyandang tuna netra bisa hidup layak dan mandiri jika disekolahkan. “Saya cukup lama bersekolah hingga mendapatkan gelar sarjana. Sayapun bisa mandiri dan mengerjakan tugas-tugas rumah tangga sendiri dan merawat dua orang putera saya hingga dewasa, mereka tumbuh menjadi anak yang normal meskipun saya tuna netra. Jadi, saya berharap pemerintah memberikan perhatian penuh terhadap anak tuna netra agar bisa mandiri. Sekarang, kami sedang menerima anak tuna netra dari berbagai daerah untuk bisa mendapatkan pendidikan secara khusus, tapi sarana dan prasarana yang terbatas dan dana yang sebagian besar berharap dari para donatur membuat kami harus berjuang dan mencari cara yang tepat agar anak penyandang tuna netra itu bisa sekolah,”katanya. Naskah dan foto : Anum Saskia
Iwapi Harus Tingkatkan Kerjasama Antar Anggota KRISIS ekonomi yang terjadi beberapa waktu lalu membuktikan struktur ekonomi Indonesia rapuh. Tapi ternyata, krisis juga membuktikan bahwasannya Usaha Mikro/Kecil dan Menengah (UMKM) tangguh. Meski sangat strategis, namun kebijakan pemerintah dinilai kurang berpihak pada UMKM. “Keberadaan UMKM sangat strategis bukan karena jumlah unit usahanya yang mencapai 98 persen, namun juga mampu menyerap 90 persen tenaga kerja,” kata Ketua Umum DPD Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (Iwapi) 2010-2015, Dyah Anita Prihapsari, yang akrab disapa Nita Yudi, di sela Rakernas XXI Iwapi, bertajuk “Kolaborasi Usaha Menuju Penguatan Ekonomi Nasional”, Rabu (21/ 7) malam, di Hotel Borobudur, Jakarta. Rakernas dihadiri 400 anggota sebagai perwakilan d a r i 2 5 D P D Iw a p i y a n g menaungi sebanyak 18 ribu anggota di seluruh Indonesia. Untuk itu, Iwapi sangat berkepentingan untuk mem-
perjuangkan kebijakan pemerintah yang pro UMKM. Apalagi sebagian besar anggota Iwapi bergerak di UMKM dan 60 persen sektor usaha mikro dikelola perempuan. Sebagai ketua Iwapi, dirinya sangat menyadari betapa besarnya tantangan yang dihadapi UMKM dalam menghadapi tingginya persaingan usaha akibat pasar bebas. Begitu pula iklim yang kurang kondusif bagi dunia usaha. Sebut saja serbuan produk Cina dari elektronik, mainan anak, kosmetik, makanan, jamu, atau lainnya, dengan mudahnya ditemukan di pasar-pasar tradisional. “Jika pemerintah menuntut UMKM mencantumkan registrasi kementerian terkait, mengapa produkproduk asing tersebut tidak dituntut. Ironis memang, dengan kondisi keuangan masyarakat yang terbatas dan anggapan bahwa produk asing lebih bergengsi dari produk domestik, mengakibatkan masyarakat akan memilih
produk asing yang murah namun belum tentu sehat dan ramah lingkungan,” tandasnya. Nita menyebutkan, di antara permasalahan yang dihadapi kalangan UMKM adalah keterbatasan infrastruktur listrik, transportasi, telepon, air bersih, dan lainnya. Akibatnya, ekonomi biaya tinggi pun ditanggung pengusaha kecil dan menengah. “Begitu pula suku bunga bank yang masih sangat tinggi dibanding negara tetangga, birokrasi perizinan, termasuk akses LPDB yang masih lama dan berbelit,” ungkapnya. Nita Yudi juga memaparkan, sudah banyak UU/PP/ Inpres yang ditujukan untuk mengkondusifkan iklim usaha, namun masih jauh panggang dari api. Masih belum menyentuh permasalahan, bahkan sepertinya tidak punya gigi. Selain beratnya tantangan yang ada, disadari bagwa IWAPI juga punya kelemahan dari sisi manajemen, penguasaan
teknologi, rendahnya set produksi, minimnya SDM yang berkualitas, akses permodalan rendah, akses pasar rendah serta usia produk yang relatif pendek. “Itulah sebabnya, tema dari kesadaran akan besarnya tantangan dan kelemahan UMKM di satu sisi dan spirit perjuangan di sisi lain akan dibahas secara lebih luas,” kata Nita. Yang terpenting saat ini, kata Nita, kolaborasi kerjasama atau kemitraan antara seluruh pengusaha perempuan serta pihak-pihak terkait termasuk didalamnya pemerintah, akan menjadi salah satu jalan keluar terbaik bagi UMKM dalam menghadapi persaingan usaha yang ketat di tengah iklim usaha yang belu stabil. “Rintangan sebesar apapun akan bisa dilewati kalau seluruh anggota IWAPI di manapun berasa senantiasa bersatu dan berkolaborasi untuk memecahkan persoalan yang ada saat ini,” tandas Nita.(dianw)
IIDI Cabang Medan Gelar Bakti Sosial IKATAN Isteri Dokter Indonesia (IIDI) Cabang Medan menggelar kegiatan bakti sosial dibeberapa tempat sejak tanggal 15 Juli lalu. Kegiatan ini sebagai upaya pemenuhan program Millenium Development Goal’s (MDG’s), antara lain menanggulangi kemiskinan dengan cara berperan aktif memberikan makanan tambahan dalam upaya perbaikan kesehatan dan gizi ibu hamil, ibu meneteki (Buteki) dan balita posyandu binaan. Di samping itu berperan serta memberikan penyuluhan untuk menurunkan angka kematian batita dan balita serta meningkatkan kesehatan ibu, serta memberikan penyuuhan pendidikan kesehatan tentang bahaya dan cara penceghan HIV/AIDS,malaria dan TBC. Demikian pula bidang lingkungan hidup dengan melaksanakan program gerakan tanam pohon yang akan dilaksanakan di kawasan Belawan 4 Agustus mendatang. Demikian disampaikan Ketua IIDI
Cabang Medan, Ny Iskandar Hasibuan, kemarin.Setelah pihaknya mengadakan bakti sosial di berbagai tempat. Yakni di Kelurahan Baru Ladang Bambu Medan Tuntungan. Dengan melaksanakan ceramah tentang penurunan angka kematian balita dan meningkatkan kesehatan ibu hamil serta menyusui. Tampil sebagai nara sumber dalam kegiatan ini Ny Dr T Erna Edwin yang juga sebagai Wakil Ketua II Kordinator Seksi Pendidikan bersama Ny Rahmi Saiful Sitompul . “Kami melihat antusias masyarakat cukup tinggi untuk mengikuti kegiatan ceramah ini, umumnya mereka semakin memahami betapa pentingnya mendapatkan pengetahuan terkait penurunan angka kematian balita serta penyehatan ibu hamil dan menyusui. Apalagi masyarakat sebagai warga binaan posyandu di kelurahan ini sudah sering diberikan penyuluhan,”kata Ketua Seksi Pendidikan Ny
Rahmi Saiful Sitompul sembari menambahkan pihaknya mendukung progra m prilaku sehat tanpa asap rokok dengan memberikan penyuluhan pula. Setelah itu,kata Ny Iskandar Hasibuan, tanggal 16 Juli,dilaksanakan pula KB gratis bagi keluarga prasejahtera di Kecamatan Medan Belawan bekerjasama dengan BKK-
BN.Panitia penyelenggara kegiatan ini Dr Ny Rahayu Chairul Yul selaku Kordinator Seksi Organisasi dan Wakil Ketua I. Sebanyak 207 peserta ambil bagian dalam kegiatan ini termasuk 13 orang melakukan KB Kontap. Pelaksanaan kegiatan berjalan lancar yang didukung sepenuhnya oleh Dr Samuel SPOG di RS Bina Sejahtera. (m36)
Waspada/Anum Panitia pelaksana kegiatan dan masyarakat yang akan mendapatkan pelayanan kesehatan di Kelurahan Ladang Bambu Medan Tuntungan belum lama ini.
Cemerlang
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Pergi Cerpen
Nova L Pasaribu
Letih setelah berjalan seharian bersama Grace sahabatku, akupun duduk di sofa ruang tamu dengan posisi kaki memanjang. Baru saja aku ingin melepas lelahku, tiba-tiba handphoneku bergetar. Nama Mike terlihat jelas di layar handphoneku. Ya, itu adalah telepon dari Mike. “Sis, tolong temui aku di tempat biasa sekarang juga”. Belum sempat aku mengucapkan sepatah katapun Mike langsung menutup teleponnya. Sesuatu yang tak biasa dilakukannya. Sepertinya ada hal penting yang akan dikatakan Mike padaku. Entah apa, aku tak mampu menebaknya. Tanpa berpikir panjang aku langsung bergegas ke sebuah restoran tempat di mana kami sering bertemu. Rasa penasaran
mengiringi perjalananku menuju restoran itu. Aku berharap ini bukanlah pertanda buruk. Belakangan sikap Mike memang berubah. Dia lebih banyak diam. Suatu kali aku bertanya pada Mike tentang perubahan sikapnya itu. “Apa sebenarnya yang telah terjadi padamu yang tidak aku ketahui?Kesalahanapayangtelah kubuat hingga membuatmu seperti ini?. Kau tak seperti Mike yang kukenal. Belakangan aku
merasa begitu asing dengan dirimu. Pelit akan kata, lebih banyak diam. Itu sama sekali bukan dirimu.” Semua perkataanku hanya dibalas dengan senyuman oleh Mike. Tanpa kata-kata dan tanpa penjelasan apapun. Sepertinya dia memang tak ingin memberitahuakuapasebenarnyayang terjadi padanya. Perjalanan menuju restoran rasanya begitu jauh apalagi di tengah perjalanan taksi yang
kutumpangi mogok. Parahnya lagi tak ada taksi lain yang lewat dijalanitu.Mautakmauakuharus menunggu hingga akhirnya taksi itu bisa berjalan lagi. Perjalanan yang semestinya hanya memakanwaktutidaklebihdarisetengah jam namun jadi menghabiskan waktulebihlamakarenaakuharus berhadapan dengan lampu merah dan jalanan yang macet. Sesampainya di restoran, aku tidak bertemu dengan Mike. Hanya mobilnya saja kulihat bergerak menjauh hingga akhirnya lenyap dari pandanganku, dan akuhanyadiamterpakumenyaksikan kepergiannya. Aku tak pernahbertemulagidenganMike sejak saat itu. Tidak ada telepon atau kabar apapun lagi dari Mike. Dia benar-benar hilang sama sekali. Menghilang tanpa jejak. Seperti di telan bumi. Dia pergitanpapamit,takadaucapan selamat tinggal. Aku tak tahu ke mana dan di mana Mike saat ini. Yang ku tahu hatiku sangat sakit, sakit sekali. Hanya luka yang kini memenuhi hatiku. Tak pernah terbersit sedikitpun di benakku kisahku dan Mike berakhir seperti ini. Satu tahun telah berlalu. Selama itu pula aku tak mendapatkan kabar apapun tentang Mike. Kepergiaannya tak lantas membuatkumelupakandiadansemua kenanganyangpernahkamijalani bersama. Kenangan yang sangat teramat sulit untuk kuhapus dari ingatanku. Bayang-bayang Mike masih saja menghantuiku. Jujur, jauh di lubuk hatiku aku masih berharap suatu saat aku bisa bertemu lagi dengan Mike.Walau hanya sesaat. Setidaknya aku bisa mendapat penjelasan dari pertanyaan-pertanyaan yang selama ini tak kutemukan jawabannya. Tentang mengapa Mike pergi tanpa pamit, mengapa dia harus mengakhiri hubungan dengan cara yang sangat menyakitkan bagiku, ke mana sebenarnya dia pergi. *** “Nggak ada gunanya kamu mengharap Mike akan kembali lagi. Percuma kamu masih mengingat-ingat dia.Yang berlalu biar saja berlalu. Terus menerus menyesali keadaan hanya akan menyiksa batinmu,” kata Grace berusaha menasihati aku agar aku melupakan Mike. Namun, sekeras apapun usahaku untuk melakukannya, aku tak pernah berhasil.
Muliani Afria
PERSAHABATAN kami dimulai sejak kami kelas 1 waktu kami duduk dibangku SMA tahun 2002 yang lalu. Kami sempat membentuksebuahgengdankamimenamakannya CMK(Cewekcewek Masa Kini). Kami selalu bergembira dan apapun yang kami lakukan semuanya untuk geng. Kami berlima Inur seorang yang terkesan kocak, selalu riang walau dalam hatinya kita tak tau, berbadan gembul, rajin belajar dan dia selalu mempunyai ide-ide yang brilian dalam memecahkan permasalahan kami. tapi dia selalu gagal dalam urusan cinta. Selalu melakukan apapun buat keutuhan geng termasuk membuat UUD pasal-pasal agar kami jalankan demi keutuhan geng.rajin sholat dan baik hati. Satu hal yang aku suka darinya dia itu selalu membantu teman-teman nya yang lagi susah atau sedih.Walaupun sebenarnya dia pun sedang sedih. Tina seorang yang pintar selalu rengking di kelas, pendiam, selalu belajar, tak pernah cabut, terkesan tertutup, tapi dialah yang sering menasehati kami. Terkadang sikap dia menyebalkan, membosankan selalu gak pernah bisa kalau diajak keluar dan bermain. Satu hal yang aku suka dari nya dia selalu membanggakan orang tua nya. Ayuseorangyangaktif,bersuaramerdu,pintarbergaul,humoris, dan mempunyai banyak pacar. Tak salah karena dia memiliki wajah yang cantik, tapi terkadang dia suka iri-irian ngeliat orang lain. Satu hal yang kusuka dari nya dia itu selalu menghibur hati kami dengan suara nya. Mery seorang yang berbodi gembul, mempunyai tenaga super tak heran klu dia sering berkelahi, ia terkesan tomboy tak betah di rumah sampai ia tak pernah belajar, dia ceria dan dia juga bisa bermain gitar, menyukai lagu-lagu Malaysia, tak suka pacaran, sering bolos sekolah. Satu hal yang aku suka darinya dia selalu membela teman-temannya tak heran kalau dia kami julukin bodyguard kami. Yang terakhir aku Ria, aku lebih cendrung dekat dengan Inur karna aku sepertinya merasa cocok dengan nya sifat kami hampir sama hanya saja aku lebih tidak sabar dan gampang emosi. Tak heran kalau tidak ada laki-laki yang mau dekat dengan ku. Satu perbedaan kami dia berbadan gembul dan aku berbadan kurus. Makanya aku selalu dekat dengan nya agar aku terlindungi. Dia juga sering buat aku tertawa dengan tingkah-tingkahnya yang menghibur teman-temannya. Hingga suatu saat kami masing-masing mempunyai masalah dan kami jarang bersama-sama. Inur yang tinggal di rumah neneknya harus pindah ikut orangtuanya yang tempatnya lumayan jauh. Tina disakitin pacarnya yang selingkuh dengan wanita lain. Ayu yang hobi gonta-ganti cewok dan sekarang lagi ribut. Mery yang gak betah di rumah ribut dengan ibu nya karena ibunya menyuruh menjaga ayahnya yang sedang sakit. Sedangkan aku harus ribut dengan Ayu karena pacarnya ternyata playboy. Karena masalah aku dan Ayu persahabatan kami jadi renggang dan gak ada lagi yang memikirkan pasal-pasal yang sudah dibuat Inur untuk keutuhan geng kami.Sebenarnya Inur lah yang tau mengapa aku berusaha menggoda pacarnya Ayu yang juga satu sekolah dengan kami hanya berbeda kelas saja. Awal nya aku hanya ingin membuktikan kalau Ayu itu salah pilih pacar, pacarnya itu playboy yang suka permainkan hati cewek karna Inur pernah melihat nya sendiri waktu Aldi lagi jalan dengan cewek lain. Ayu gak pernah percaya apa yang udah aku dan Inur sering bilang. Hingga akhirnya aku dan inur menjebak pacarnya saat Ayu lagi marahan dengan pacarnya yang merajuk dan Ayu gak mau diantar pulang. Aku pura-pura kalau kaki ku sedang sakit dan minta diantar Aldi, aku minta antar sampai depan sekolah. Dengan niat aku akan buktikan kalau Aldi itu banyak pacarnya dengan mengorekngorek informasi dari bibir Aldi sendiri dan merekamnya kemudian rekaman itu kami dengarkan ke Ayu. NamunternyataAldimalahmenawarkanakuuntukdiantarnya sampai rumah. Inur memberi isyarat kalau aku mau saja diantar Aldi sampai rumah. Dengan gugup aku jawab ‘iya’. Aldi kembali menawarkan diri sewaktu kami melawati sebuah cafe tempat Aldi biasa makan bareng dengan Ayu. Aku menjawab ‘iya aku mau’. Dalam hatiku berkata ‘enggak susah-susah amat ternyata menjebak Aldi’. Sembari kami duduk aku bertanya sama Aldi. “Aldi kamu gimana sama Ayu...??” “Gimana apa nya aku sama Ayu gak ada hubungan spesial hanya teman doing,” kata Aldi yang sempat membuat aku kaget apa maksud Aldi ngomong gitu. “Loh maksud kamu apa? Bukannya kamu pacaran sama
permintaannya. Hari – hari berikutnya aku sering pergi berdua dengan Ronny. Perlahan aku mulai bisa menerima kehadiran Ronny dalam hidupku. Pria yang memberi warna tersendiri di harihariku yang selama ini kelabu. Tak butuh waktu lama aku sudah merasa dekat dengan Ronny. Perlahan tapi pasti aku mulai membuka hati untuk orang lain setelah sekian lama kubiarkan tak seorangpun masuk ke sana. Mike kini telah benar-benar menjadi masa lalu bagiku. Mike adalah kisah di masa lalu yang telah ku tutup rapat dan tak ingin ku buka lagi..Aku berencana mengutarakan isi hatiku pada Ronny. Aku menelpon Ronny dan menyuruhnya datang ke rumah makan tempat pertama kali aku bertemu dengan Ronny. Akududukdenganperasaaan taksabarmenunggukedatangannya. Pandanganku terus mengarahkepintumasukrumahmakan itu. Bolak–balik ku lirik jam tanganku. Akhirnya kuputuskan keluar dari rumah makan setelah menunggu selama kurang lebih setengah jam menunggu. Aku bermaksud melihat apakah Ronny telah sampai. Ku lihat ke arah tempat parkir, tapi tak ada tanda-tanda kedatangannya. Sejenak kemudian pandanganku tertuju ke persimpangan jalan yang ada di depan rumah makan. Kulihat sekerumunan orang di sana . Sepertinya telah terjadi kecelakaan di tempat itu. Aku berjalan mendekat untuk mengetahuiapayangsebenarnya sedang terjadi. Alangkah terkejutnya aku ketika kudapati bahwa Ronny yang menjadi korban kecelakaan tersebut. Sangat jelas kulihat kepalanya mengeluarkan banyak darah. Spontan aku berteriak dan menangis sejadi-jadinya. Ronny sempat dilarikan ke rumah sakit, sayangnya nyawanya tak dapat tertolong lagi. “Mengapa semua ini terjadi padaku?”, batinku dalam hati. Saat aku sudah mulai bisa menikmati hidupku lagi, saat itu juga aku harus kembali ditinggal oleh orang yang kusayangi. Sama seperti Mike, ternyata Ronny juga pergi meninggalkanku. Bedanya, aku tau ke mana Ronny pergi. Aku tau ke mana tempat yang harus kutuju bila aku ingin bertemu dengan dia. Namun, haruskah aku menyusulnya? ke rumah ku. Keesokan hari nya sesampainya aku di kelas aku langsung mencariAyukarenaakuberusaha ingin mejelaskan semuanya. tapi aku malah dihampiri Inur. “Gimana Ria semalam dengan Aldi apa Ayu juga ke sana tempat kalian makan..?” tanya Inur yang membuat aku spontan kaget kalau dia tau kalau Ayu ke sana juga. “Tau dari mana kamu Nur kalau Ayu juga ke cafe..?” tanyaku. “Semalam waktu kamu sms kamu gak langsung pulang dan diajak makan di cafe Malioboro sama Aldi sejenak aku berfikir kalau aku harus ngasi tau Ayu untuk membuktikan kalau Aldi juga gangguin kamu ria,”jawab Inur yang membuatku marah. “Tapi Nur kamu gak mikir gimana aku di mata Ayu, gimana marahnya Ayu sama aku dan gimanaperasaankusamaAyujadi nya “pungkas ku sambil pergi meninggalkan Inur. Inur terdiam dan seketika Inur mengejarku berusaha menjelaskan kepadaku kalau niat dia agar Ayu cepat-cepat sadar sama Aldi gimana Aldi yang sebenarnya bukan buat kami jadi berantam kek gini. Inur menarik tangan ku dan meminta maaf kepadaku dan ingin menyelesaikan nya berdua, menjelaskan dengan Ayu berdua. Kami pun mencari Ayu, sebelum bel masuk kelas kami
Sahabat Berbagi Cerpen
“Mudah bagimu untuk berkata seperti itu. Aku udah coba untuk lupain Mike tapi nggak bisa. Kenangan bersama Mike terlalu indah untuk dilupain gitu aja, meski memang ga jelas akhirnya,” ucapku. Aku tau Grace bermaksud baik. Dia tidak ingin aku larut dalam kesedihanku. Telah berulang-ulang Grace mengatakan hal yang serupa. Seperti tak ada bosannya. Sampai aku hafal betul akan ucapannya. Walaupun begitu Mike masih saja menjadi satu-satunya orang yang menjadi penghuni di hatiku. Rasanya sesuatu yang mustahil bagiku untuk mengusir Mike dari hati dan pikiranku. Di suatu siang yang tidak terlalu terik Grace mengajakku ke rumah makan khas Padang yang letaknya tak jauh dari rumah Grace. “Eh, Sis…! Tau nggak rumah makan Padang yang di dekat rumah aku?” “Iya, aku tau. Kenapa memangnya?” “Kita ke sana yuk!” “Boleh, yuk…” jawabku. Tiba di rumah makan Grace menggiring aku ke sebuah meja di mana ada seorang pria yang sedang duduk di kursi sambil membolak-balik halaman buku yang dipegangnya. “Hai Mas Ronny, udah lama nunggunya?”. Grace menyapa pria itu. “Ah, nggak juga kok.” “Oh ya mas, kenalkan ini temanku Siska”. “Sis, ini Mas Ronny.” Priaitumengulurkantangannya ke arahku dan tersenyum sambil menyebut namanya. Grace sepertinya memang sengaja merencaakan ini semua. Dia mengenalkanku dengan Ronny. Mungkin dia berpikir dengan begitu aku bisa menghapus kesedihanku karena kepergian Mike. Satuminggukemudian,ketika aku sedang berbelanja di supermarket ku dengar seseorang berteriak menyebut namaku. Kutoleh ke kanan dan ke kiri mencoba mencari dari mana suara itu berasal. Aku melihat Ronny di antara kerumunan orang banyak. Setelah selesai berbelanja Ronnymengajakkuuntukmakan siang bersamanya. Aku merasa enggan jika harus menolak ajakannya. Dia kelihatan sangat berharap aku mengiyakan
B3
Ayu...?” tanyaku keheranan. “Enggak… Aku sama Ayu cuma teman doang gak lebih kok,” jawab Aldi spontan. Tiga puluh menit berlalu, tiba-tiba Ayu datang dengan wajah marah. Aku dan Aldi kaget setengah mati. Ayu benar-benar marah sampai dia enggak menegur aku. “Kamu ngapain dua-duaan di sini Al,” tanya Ayu sambil melihat wajah Aldi. Aldi pun gugup dan bingung mau jawab apa. “Kami cuma makan siang kok Yu,” jawab ku dan Ayu tetap gak melihat wajah ku walaupun aku ngomong. Ayu pergi dengan marah dan tetap tanpa liat wajah ku. Dan aku merasa heran kenapa Ayu bias tahu aku dan Aldi ada di sini. Tidak lama kemudian, aku dan Aldi pun pulang setelah kami menghabis kan makanan kami. “Aldi kamu gak usah anterin aku pulang ya aku pulang sendiri aja,” pintaku. “Tapi kaki kamu kan masih sakit” tanya Aldi. “Gak apa-apa, aku bisa naik angkot dari sini rumah ku gak terlalu jauh kok, kamu kejar aja Ayu jelasin sama dia kalau kamu anterin aku pulang karena aku yang minta tolong kalau kaki aku lagi sakit,” kataku. Aldi tetap gak mau dan kekeh mau anterin aku pulang.Aku jadi tambah heran kenapa Aldi gak mau ngejar Ayu dan jelasin semua sama Ayu. Aku menerima tawaran Aldi untuk mengantar aku pulang, sepanjang perjalanan kami pulang tak sepatah kata pun keluar dari bibir Aldi dan aku pun terdiam membisu. Aku benar-benar gak enak sama Ayu niat aku hanya ingin merekam semua kata-kata Aldi soal semua pacar-pacarnya.Tapi ternyata semuanya berantakan semuanya berbalik malah aku yang terkesan merebut pacar Ayu. Setengah perjalanan, kami lihat ada seorang ibu yang terjatuh dari motor dan berlumuran darah, ibu itu disenggol mobil angkot hingga terjatuh, Aldi pun menepi dan berusaha menolong ibu itu. Ternyata Ibu itu tidak lain adalah ibu nya Tina teman ku. “Al ibu ini ibunya Tina Al,” ucapku. Aldi pun kaget dan langsung membawanya ke Rumah Sakit terdekat.Aldi memang benar-benar lembut dan baik guman ku. Aku pun segera mengabari Tina kalau ibunya kecelakan dan sekarang ada di Rumah Sakit. Tina pun heran melihat aku dan Aldi bisa barengan ada di rumah sakit. “Ayu mana Al kok kamu bisa bareng ma Ria pulang?” Tanya Tina heran. “Ayu dah pulang duluan Tin,” jawab Aldi gugup’. “Sekarang kami balik ya Tin yang sabar ya kamu jangan sedih besok aku balik lagi ya,” pungkas ku sambil mematahkan pertanyaan Tina. Aku dan Aldi pun kembali melanjutkan perjalanan pulang
cari ke kelas sebelah, ketaman tempat kami biasa kumpul-kumpul. Ayu pun tak kami temukan,sampai akhirnya kami ke kantin dan alangkah terkejutnya aku dan Inur ternyata Ayu sedang duduk dengan seorang laki-laki yang aku tau kalau laki-laki itu anak kelas 3 TIK. Sepertinya mereka akrab dan saling tertawa-tawa. Aku dan Inur pun menghampirinya. “Yu kamu lagi sibuk ya, kami mau ngomong,” tanya Inur kepada Ayu. Dan Ayu menjawab sambil tersenyum “Hey Ria, Inur sini duduk udah sarapan kalian,” tanya Ayu. Kami berdua kaget kenapa Ayu gak marah sama kami. Kami berdua menjawab dengan barengan “udah” sambil terbengong ngeliat Ayu begitu senang dan gak marah sama kami. “Kami masuk kelas dulu ya Yu,” jawab ku dan kami meninggal kankantindanmasukkekelas.SampaidikelasakudanInurmembahas masalah aku dan Aldi semalam. Aku pun menceritakan apa yang terjadi semalam antara aku dan Aldi. Dan sampai sekarang aku masih heran kenapa Ayu begitu cepat melupakan kejadian semalam. Padahal semalam Ayu begitu marah sampai tidak mengaktifkan hp nya. Jam istirahat aku, Inur dan Mery merencanakan sepulang sekolah mau menjenguk Ibu nya Tina yang sedang kecelakaan. Kami pun kumpul-kumpul uang untuk membeli buah-buahan buat ibu nya Tina. Kami pun berangkat ke Rumah sakit di antar Aldi. Sesampainya kami di Rumah sakit kami lihat Tina nangis dan dia kelihatannya bingung Aldi pun akhir nya ikut masuk yang awal nya dia gak mau masuk karena mau pergi ada urusan pun pingin tau ada apa sebenarnya. “Ada apa Tin kok kamu nangis..?? Ibu kamu gak apa-apa kan?” tanya ku. Sambil terseduh-seduh Tina menjawab Klu Ibunya lagi kritis dan sekarang lagi di ruang ICU karana pendarahan di otak. Tina butuh banyak uang untuk menyembuhkan Ibunya dan kata dokter Tina harus menyediakan uang Rp15 juta untuk operasi ibunya. Belum lagi uang Obname dan obat-obatan ibunya dan dalam waktu 1 minggu uang Rp15juta itu harus uda ada. Kami pun ikut sedih dan bingung dari mana kami bisa cari uang segitu banyak nya sedang kan kami tau kalau Tina itu anak Yatim. Ayahnya meninggal waktu Tina duduk di bangku SD karena sakit jantung. Kami berempat aku, Inur, Mery dan Aldi berfikir keras gimana kita bisa bantuin Tina. “Kami akan bantu kok Tin, kami akan bantu semampu kami untuk mencarikan uang buat ibu kamuTin,” pungkas Aldi dengan sungguh-sungguh.
Puisi Puisi Karya: Desy Annisa
Tetap Bertahan Bunga tak akan pernah layu Jika bunga diberi ketegaran di setiap kedukaannya Ketika seorang raja memetik bunga Dan selalu menjaga bunga Bahkan tak akan pernah berniat untuk melukai bunga Maka bunga tetap yakin Bahwa raja akan selalu ada di samping bunga Di sisinya tanpa ada tangisan Tak akan pisah... Jika ada yang ingin memisahkan bunga dengan raja Bunga akan mencoba tetap bertahan Memegang erat seluruh cinta yang terukir Sehingga cinta tak akan terkapar Dan selalu terjaga oleh bunga dan raja Raja akan selalu menjaganya cinta Yang membuat bunga tetap bertahan Bunga akan tetap tegar Meski beribu insan menyakiti Raja akan selalu disisi Menemani bunga diakhir hayat Karya: Winda Triani
Cinta Untuk Bunda Ku tatap sang surya Meninggalkan pencerahan Ku tatap langit biru Menyisakan keindahan Oh bunda… Kasihmu bagai surya yang indah Cintamu bagai langit yang membentang Harapmu seakan tak luput di benakku Kala ku kecil kau mengasuhku Dalam suka duka yang tak menentu Kini ketika kau renta Ku kan mengabdi kepadamu Bunda… Dirimu segalanya bagiku Kau anugerah dalam hidupku Tanpamu, apa artinya aku Bunda… Jasamu tiada tara Kau bagai permata indah di dasar lautan Cintaku untukmu Bunda…
Keesokan harinya di kelas kami aku, Inur, Mery menceritakan kejadian Tina kepada Ayu yang saat itu Ayu tanya kenapa Tina gak masuk sudah dua hari kepada kami. Ayu kaget dan sedih karena Tina adalah orang yang dekat dengan Ayu. Satu angkot bareng pergi dan pulang sekolah Ayu menyesal kenapa dia selama ini sibuk dengan urusannya sendiri tanpa mempedulikan temanteman nya. “Apa yang harus kita lakukan..??” tanya Ayu. Kami terdiam karena kami juga gak tau apa yang harus kita lakukan untuk mendapat kan Rp15 juta dalam waktu 1 minggu. “Aku punya ide,” sentak Inur seketika. “Gimana kalau kita ngomong ma wali kelas dan ketua OSIS dan kalau perlu ngomong langsung ke Kepala Sekolah keadaan ibu Tina. Anak-anak yang lain pasti mau menyisihkan uang jajannya buat ibu Tina”. “Ide yang bagus Nur tapi gak mungkin bisa terkumpul Rp15 juta Nur..?” pungkas ku. “Kalau itu cerita nanti saja yang penting kita kumpulin dulu seberapa adanya,” kata Inur lagi. Kami pun langsung ke ruangan wali kelas dan menceritakan kondisi Ibu nya Tina. Ibu wali kelas kami setuju dan langsung mengutip dana kekelas-kelas lain. Selesai kami mengutip ke kelaskelas kami pun menghitung jumlah uang yang sudah terkumpul, tapi sayang uang yang terkumpul hanya Rp4.200.000,- belum ada setengah dari uang yang kami butuhkan. Tapi Alhamdullilah buat tambah-tambah uang obat ibunya Tina. Kamipun memikirkan lagi apa yang harus kami lakukan untuk ibunyaTina.”Kita ngamen,” sahut Ayu. Ayu yang hobinya bernyanyi pun mengeluarkan idenya itu dan Mery lah yang memainkan gitarnya. Empat hari pun berlalu uang hasil ngamen kami cuma terkumpul Rp700.000.-. Kami makin berkecil hati tinggal dua hari lagi apa yang harus dilakukan. Kami ke rumah sakit dan menjelaskan kalau kami sekarang sudah berusaha dan mengumpulkan uang Rp4.900.000.-. Kami akan berusaha lagi dan kami pasti akan membantu Tina. Tina sudah menjual semua barang-barang yang iya punya kalung, cincin, hape, semuanya cuma terkumpul Rp3.600.000.- jadi semua uang yang Tina punya Rp.8.500.000.- kami butuh banyak lagi Rp6.500.000. Abang dan kakak nya Tina hanya bisa Membantu membelikan Obat-obatnya saja dan obat-obat tersebut tidak lah murah. Keesokan hari nya kami juga akan mengikutin cara Tina kami menjual barang-barang yang kami punya cincin, kalung dan hape kami. Semuanya pun masih belum cukup dari hasil kami menjual barang-barang hanya terkumpul Rp4.100.000.- masih kurang Rp2.400.000.- lagi. Tinggal besok waktu terakhir. Kami patah semangat karena kami tidak bisa membantu ibunya Tina. Kami pun kembali ke rumah sakit dan tiba-tiba kondisi ibu nya Tina makin kritis dan harus dioperasi malam ini juga. Sementara Uangnya belum terkumpul semua. Kami makinbingungkamisemuapanikTinasemakinnangisdansemakin bingung. Di kepanikan kami Aldi muncul dan yang mengagetkan kami Aldi membawa uang Rp5 juta dan diberikan kepada Tina. Tina sedih dan senang menerima uang Aldi. Dokterpun segera mengoperasi ibunya Tina. Sambil menunggu aku bertanya kepada Aldi. “Al kamu kok tau kami di sini..?? trus kamu dapet uang dari mana.?” semua mendengar saat aku bertanya sama Aldi dan semua mata tertuju pada Aldi. Aldi gak menjawab dia hanya tersenyum kecil.Empat jam pun berlalu dan Ibunya Tina berhasil diselamatkan kondisi nya sudah sedikit membaik. Kami pun bergegas pulang saat ibunya Tina sudah bisa dipindahkan ke ruangan biasa tidak diruangan ICU lagi. “Al kami bareng ya, kami numpang sampai depan ya??” tanya Inur. Aldi terdiam dan membisu, gugup dan bingungg mau jawab apa..kemudian Aldi menjawab. “Mobil ku lagi digadekan maaf ya,” kami kaget ternyata Aldi menggadekan mobil kesayangannya untuk membantu ibunya Tina. Ternyata Aldi gak seperti yang kami pikirkan selama ini Aldi tulus membantu. “Makasi ya Al kamu dah mau menolong Tina,”sambung ku, ya uda sekarang kita pulang masing-masing dan ingat hati-hati di jalan teriak ku sambil melangkah pulang. Sesampainya dirumah aku terbayang persahabatan ini, aku kagum dengan semua ini saling mengulurkan tangan dan saling bergandengan tangan. Semoga saja persahabatan ini abadi untuk selamanya. Susah mau pun senang bisa dilewati bersama.Amin. *** Dan sekarang mereka ada dimana ya..!!! aku dan Inur masih berkomunikasi sampai sekarang tapi yang lain semenjak lulus sekolah pada menghilang semuanya, terakhir aku dengar kalau Ayu sudah menikah dan Tina sudah memilik dua anak, Mery gak tau ke mana dan Aldi sama saja gak tau gimana kabarnya. Aku kangen sama mereka.....
Pelangi
B4 dalam berdongeng tidak diragukan lagi. Belum lama ini, iapun sukses meraih juara II lomba bercerita tingkat Sumatera Utara, sebelumnya juara 1 untuk tingkat Kota Medan dengan cerita Puteri Hijau, atas kemenangannya ini ia mendapatkan hadiah berupa komputer,LCD dan piagam. Menurut puteri pasangan Dr Said Abdurrahman dan DrYenni H Nasution yang tinggal di Kompleks Tasbi II Blok III ini, kegemarannya bercerita atau mendongeng akan dipelihara sebagai suatu anugerah yang diberikan Allah kepadanya. “Aku merasa kemahiranku bercerita dan berdongeng ini adalah anugerah Allah, karena itu harus kuhargai dan selalu menjadi pendorong bagiku
Pertamina Region I Peringati HAN
Syarifah Zuhra diapit Kepala Sekolah Parlindungan SPd bersama guru dan pembimbingnya. untuk meraih cita-cita masa depan. Aku ingin menjadi dokter, danakanmencontohprilakubaik dari tokoh-tokoh dongeng yang kubaca. Kalau tokohnya tidak baik,
tentu saja aku tidak akan mengikutinya,”kata Zuhra yang juga tampil sebagai juara 1 lomba baca puisi tingkat SD Kategori A sekota Medan tahun 2010. Naskah dan foto : Anum Saskia
SD Harapan 3 Kampus Johor Peringati Israk Mi'raj
Waspada/dede
Al Ustadz Drs. Asmuni saat memberikan tausiyah kepada siswa SD Harapan 3 Kampus Johor dalam peringatan Israk Mi’raj di sekolah tersebut, Sabtu (24/7). GUNA menanamkan nilainilai Islami di kalangan siswanya, seribuan siswa SD Harapan 3 Kampus Johor mulai dari kelas I hingga kelas VI melaksanakan peringatan Israk Mi’raj di aula sekolah tersebut, Sabtu (24/7). Acara yang diawali dengan pembacaan ayat suci Al Quran diisi juga dengan tausiyah yang disampaikan Al Ustadz Drs. Asmuni. Dalam tusyiahnya, Al-Ustadz Asmuni yang menyampaikan dengan humoris dan lugas
menekankan kepada siswa untuk melaksanakan shalat lima waktu dan menjelaskan bagaimana pengertian Israk Mi’raj Nabi Muhammad SAW. "Peringatan Isra’ Mi’raj adalah moment meningkatkan ketakwaan kepada Allah dengan rajin melaksanakan shalat.” Dengan shalat, kata Asmuni, dapat mendidik mental manusia, tiang agama, mensyukuri nikmat Allah, menghilangkan kesombongan, merupakan label perbedaan agama Islam dan non
Minggu, 25 Juli 2010
Cerdas Bersama Pertamina
Syarifah Zuhra Al-Atas Juara Bercerita Dan Baca Puisi SEJAK usianya dua tahun, Syarifah Zuhra Al-Atas siswa kelas 4B SD Harapan 1 Jalan Imam Bonjol Medan ini sudah gemar mendengarkan dongeng dari mamanya. Saat dia sudah menjadi siswa di sekolah dasar, rasa ingin tahunya tentang dongeng semakin besar, sehingga ia berusaha untuk belajar menjadi seorang pendongeng lewat kegiatan bercerita. Dengan bimbingan gurunya Rosmini SPd dan Drs Rahmadsyah,keinginannyatercapai.Dara berambut indah yang akrab disapa Zuhra inipun sering mengikuti lomba membaca dongeng atau bercerita yang berlangsung di Medan. Dia selalu tampil sebagai pemenang dan kemampuannya
WASPADA
Islam,membentukkitajadidisiplin, mendidik orang menjadi penyabar,menjadikanikhlas,mencegah perbuatan keji dan mungkar dan shalat adalah identitas Islam. Apalagi dalam waktu dekat ini kita akan menyambut bulan suci Ramadhan, untuk itu perbaikilah shalatnya. Asmuni juga berpesan agar seluruh siswa meningkatkan disiplin diri terutama dalam hal shalat dan berpuasalah. “Bagi siswa yang belum sanggup berpuasa satu hari penuh, ya
Mengisi Bulatan
setengah hari saja.Tapi bagi yang sudah mampu satu hari penuh agar dapat terus dipertahankan,” pesannya. Sementara Ka. SD Harapan 3 Drs. Anwar mengatakan, kegiatan menyambut hari besar Islam rutin kita laksanakan di sekolah. Apalagi kegiatan ini bertepatdengandatangnyabulan suci Ramadhan.Yang selanjutnya kita harapkan kepada seluruh siswa dapat meningkatkan ketakwaannya di bulan Ramadhan yang penuh berkah itu. Dijelaskan Anwar lagi, menyambut bulan suci Ramadhan SD Harapan 3 sejak dua minggu lalu siswanya telah mengumpulkan natura berupa beras, mi instant, minyak goreng, gula, infak dan lain-lain untuk diserahkan kepada masyarakat fakir miskin, janda dan anak-anak yatim piatu sekitar sekolah dan pantai asuhan. ”Untuk penyalurannya akan kita laksanakan menjelang datangnya bulan Ramadhan,” katanya. Apalagi, kata Anwar kegiatan ini juga bertujuan untuk meningkatkan rasa kepedulian dan menggugah rasa empati para siswa kepada sesamanya. Karena dari sinilah nantinya mereka bisa langsungmerasakanpenderitaan anak-anak yatim-piatu, para janda dan kaum dhu'afa lainnya. ”Juga untuk pembiasaan dan menumbuhkan rasa kepedulian sosial para siswa dalam menyambut bulan Ramadhan dengan berbagi kegembiraan bersama para fakir miskin,” demikian Anwar. (m43)
SEBAGAI wujud kepedulian Pertamian terhadap pendidikan di Indonesia dalam Program CorporateSocialResponsibility(CSR), PertaminaRegionImemperingati Hari Anak Nasional (HAN) dengan menggelar ‘Cerdas Bersama Pertamina dalam Gebyar Anak Medan. Dalam peringatan tersebut, Pertamina menyelenggarakan berbagai rangkaian kegiatan seperti lomba menggambar, mengarang, dan tari daerah untukkelassatuhinggakelasenam sekolah dasar bagi sekolah di lingkungan sekitar operasional perusahaan. Ast. Man. External Relation UPms-I, Fitri Erika menyatakan selain memperingati Hari Anak Nasional juga kegiatan ini juga untuk meningkatkan kreatifitas anak tidak hanya dalam kesenian, melainkan mengarang maupun menggambar atau melukis. “Dengan kegiatan tersebut, anak akan lebih percaya diri dan sebagai calon pemimpin di masa depan yang dapat memberikan pikiran-pikiran kritis dan konstruktif untuk kemajuan bangsa dan negara selain itu akan lebih dekat mengenal Pertamina,” ujarnya. Pada rangkaian kegiatan tersebut diperkirakan mencapai 300 siswa/I dari sebelas sekolah dasar ini akan mengikuti berbagai perlombaan seperti Menggambar, Mengarang, dan Tari Daerah Sumatera Utara yang diadakan
Waspada/Hamzah
Para pelajar kelas sekolah dasar sedang melakukan lomba mewarnai dan menggambar pada acara ‘Cerdas Bersama Pertamina dalam Gebyar Anak Medan”. pada Sabtu (24/7) di Lapangan Sepakbola Pertamina Pemasaran Region I Jalan Yos Sudarso No. 8 – 10 Medan. Berbagai kegiatan menarik seperti mendongeng akan diberikan untuk memberikan wawasan kepada anak untuk memperkenalkan produk Pertamina sejak usia dini, bagi orang tua dan
Bersalaman Dan Mencium Tangan Ibnu Umar r.a berkata, : “ Kami mendekati Rasulullah SAW lalu berjabat dan mencium tangannya.”
Kupon Seri
Q
Tempel DiAmplop
Targetkegiataniniadalahagar pelajar, khususnya yang berada di sekitar unit operasi Pertamina dapat menjadi agen perubahan dalam menumbuhkan ‘rasa memiliki’ sebagai pemilik sah kekayaan minyak dan gas bumi Indonesia. •
Hamzah
SI PEWE
Adik-adik, mulai Minggu ini Redaksi akan memuat tuntunan yang merupakan ajaranajaran Rasulullah, untuk diterapkan dalam kehidupan kita sehari-hari. Semoga kita menjadi muslim yang lebih baik.
Isilah bulatan ini bedasarkan penunjukkan arah panah apakah itu?
guru yang mengawas anak didiknya di dalam lomba “Cerdas Bersama Pertamina” dalam “Gebyar Anak Medan”. Kegiatan yang juga sebagai rangkaian peringatan Hari Anak Nasional (HAN) ini diharapkan dapat memacu semangat belajar siswa/I khususnya menghadapi ajaran baru untuk berikutnya.
Si Pewe bendak menfoto suasana pantai, di sekitar pantai ini dik, ada 7 angka yang tersembunyi, coba cari dan tandai ya dik.
Sayembara Mewarnai Berhadiah Hadiah I : Rp75.000 + sertifikat Hadiah II : Rp50.000 + sertifikat Hadiah III : Rp25.000 + sertifikat
Maksudnya : Hadis ini ada ceritanya. Pada suatu hari, ketika Umar r.a sedang melarikan diri daripada
musuh sewaktu peperangan, beliau langsung pergi ke Madinah. Beliau sampai di sebuah masjid di mana Rasulullah SAW sedang sholat. Umar r.a merasa sangat bersalah karena melarikan diri dari medan perang lalu segera mendekati Rasulullah SAW. Beliau memberikan salam, berjabat dan mencium tangan Rasulullah SAW. Rasulullah SAW menyambut tangannya lalu bersabda, “ Kamulah yang selalu berjuang dan menyerang musuh.” Umar r.a merasa sangat gembira karena dosanya telah diampuni. Bersalaman dan mencium tangan harus dilakukan oleh seorang anak kepada orangtuanya. **m30/ Darul Nu’man
DIL DIKODIL KODIL
Oleh: DENNY ADIL
Ibu GURU JeliTAWAti
Oleh: DENNY ADIL
Untuk harapan I s/d III akan mendapatkan bingkisan dan sertifikat.
Syarat-syarat peserta 1. Peserta bebas menggunakan alat pewarna apa saja. 2. Peserta terbatas hingga kelas VI SD, menyantumkan nama, alamat yang jelas 3. Sudah sampai di meja redaksi selamat-lambatnya tanggal 31 Juli 2010
Nama : ........................................................................
Sekolah : ........................................................................
Alamat : ...................................................................................
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Potret
B5
Bersih Masjid, Jamaah Juga Bersih
Waspada/Surya Efendi
SEMAK BELUKAR: Warga dan jamaah Masjid Agung ikut membersihkan bagian dinding atas yang selama ini berlumut dan penuh tumbuhan semak belukar.
JUMAT (23/7), dicanangkan program yang mulia yakni gerakan Bersih Masjid se-Sumatera Utara oleh Gubsu H Syamsul Arifin, SE. Secara bersamaan di Masjid Raya Medan, Wagubsu H Gatot Pujonugroho, ST usai shalat Subuh berjamaah juga menggerakkan kegiatan Bersih Masjid serangkaian menyambut bulan suci Ramadhan. Kegiatan serupa juga berlangsung di ratusan masjid lainnya di seluruh kabupaten dan kota di Sumut. Di Masjid Agung Jalan Diponegoro Medan, ribuan orang dari berbagai ormas Islam, TNI, PNS, pelajar, mahasiswa dan warga para jamaah Masjid Agung sendiri ikut gotong-royong membersihkan masjid ini. Hanya saja ada beberapa hal yang menjadi catatan dalam kegiatan ini, khususnya yang berlangsung di Masjid Agung Medan. Di masjid ini setiap harinya menjadi “lalu lalang” orang keluar masuk mencapai ratusan bahkan ribuan setiap harinya. Karena masjid ini dihimpit kantor Gubsu dan Sun Plaza. Maka bersih-bersih harus sering-sering dilakukan.
Maka ketika kegiatan bersih-bersih di “diformalkan” kemudian ada ganjalan yang terasa. Ada apa dengan aktifitas kebersihan masjid di Sumatera Utara selama ini? Khususnya di Masjid Agung. Apakah selama ini memang dibiarkan tidak bersih? Lalu, persoalan krisis masjid Agung sendiri. Sudah sejak beberapa waktu lalu masjid kebanggaan umat Muslim di Medan ini telah menuai wacana. Awalnya sejak dibangunnya Gedung mall mentereng Sun Plaza persis bersebelahan dengan sang masjid. Halaman masjid ini pun sangat ‘semrawut’. Ribuan kendaraan roda dua yang merupakan milik karyawan dan pengunjung Sun Plaza parkir di halaman masjid ini, Rp1.000 per- sepedamotor. Pedagang juga meramaikan halaman masjid terutama di hari Jumat. Mirip pasar malam memang. Munculnya seruan membersihkan masjid seperti sekarang ini hendaknya terus dilaksanakan dengan niat tulus dan hati yang ikhlas tanpa mengharap upah. Sehingga nantinya masjid bersih, jamaahnya juga bersih.(h03)
Waspada/Khairil Umri
DILARANG PARKIR : Meski pihak penjaga masjid Agung menuliskan larangan parkir di sepanjang koridor masuk ke pintu Sun Plaza, namun masyarakat tetap tidak mengindahkan larangan tersebut. Padahal larangan tersebut untuk menjaga kebersihan masjid dan sekitarnya didalam menyambut bulan suci Ramadhan.
Waspada/Surya Efendi
MENYAPU: Gubsu Syamsul Arifin ikut menyapu halaman Masjid Agung Medan pada pencanangan gerakan Bersih Masjid se-Sumut.
PENUH DEBU DAN SAMPAH: Lantai Masjid Agung yang penuh kotoran sampah plastik dan kertas serta berdebu mulai dibersihkan.
Waspada/Surya Efendi
Waspada/Surya Efendi
ALAT KEBERSIHAN: Bantuan alat-alat kebersihan diserahkan pada pencanangan gerakan Bersih Masjid.
Curhat
B6
Konsultasi Teknologi Informasi
BUAT yang punya problem, khusus remaja atau pelajar tapi susah buat dipecahkan, seperti masalah sekolah, pacar, ortu yang suka ngomel atau teman yang nyebelin, jangan bingung dulu. Tim Remaja Waspada dan Mbak Fifi yang nama lengkapnya Fidia Rizki, S.Psi, psikolog lulusan Universitas Medan Area akan mencoba membantu kamu mencari jalan solusinya. Silahkan kirim pertanyaan melalui SMS ke
From: 08136117**** Selamat siang NOS, saya Surya, saya mohon bantuannya, saya men-download file rar sebesar 5 MB, saat selesai didownload, file tersebut tidak bisa dibuka karna saya memakai MacOS, tolong dijawab ya NOS..!! THX.
From: 08136154**** Hi NOS, aku mo nanya ni, aku menggunakan sistim operasi windows vista, dan terhubung ke jaringan kantor, gimana caranya printer saya dapat digunakan oleh komputer lainnya. Mohon dibalas ya NOS, terima kasih. Jawab: Jika Anda menggunakan Microsoft Windows Vista dan memiliki printer. Anda ingin berbagi dengan pengguna lain pada jaringan Anda, Anda dapat melakukannya dalam beberapa langkah. Berbagi printer (sharing printer) memungkinkan pengguna lain untuk mengakses printer pada komputer yang terhubung dengan Jari-
No 081362079056,
Jawaban akan dibalas melalui Harian Waspada, jadi dimohon sabar menunggu.
ngan. Jika Anda memiliki printer yang multifungsi atau all-in-one printer, ini berarti pengguna lain dapat menggunakan printer untuk scan, fax, dan membuat salinan digital mengirim dokumen atau foto. Klik tombolWindows (START) di bagian kiri bawah layar. Klik pada “Control Panel”, lalu “ Network and Internet “ dan akhirnya “ Network and Sharing Center”. Buka menu drop-down untuk “Network Discovery” dan klik “Aktifkan Network Discovery,” kemudian klik tombol “Apply”. Klik pada menu drop-down di samping “Printer Sharing “. Pilih “Turn on Printer Sharing” dari menu dan klik tombol “Apply”. Selamat Mencoba.
kan panggilan secara langsung dari komputer anda melalui kabel telepon. Software Telepon dapat digunakan untuk melakukan panggilan atau menerima panggilan telepon, menerima pesan suara (voice message), rekam percakapan. Biaya percakapan yang anda terima sesuai dengan tagihan yang telah ditentukan dari Penyedia Layanan Telekomunikasi yang anda gunakan. Ada beberapa software yang dapat digunakan seperti: Advanced Call Center Software, Phone Plus Software, Express Dial Telephone Dialer Software. Jadi hal-hal yang diperlukan yaitu: Software telepon, Kabel telepon, Modem, Speaker, Microphone.
From: 08576609**** Ass, NOS..aku mo tanya sedikit tentang nelfon menggunakan komputer tanpa perlu menggunakan Perangkat Telepon. Apa saja alat2 yang dibutuhkan dan gimana caranya?? . Thx NOS..!!
From: 08526140**** Pagi NOS, yang makin mantap aj. Aku berto di mandala. Aku mo tanya tentang pastisi harddisk. Bagaimana cara partisi harddisk tanpa adanya data yang terhapus, harddisk tersebut telah berisi sistem operasi. Moga dibalas ya NOS.
Jawab: Jika Anda mempunyai sebuah modem, headphone atau speaker dan sebuah mikrofon maka Anda dapat melaku-
PEMBERITAHUAN : Website NOS Community sudah dapat diakses dari internet pada alamat http://www.noscommunity.org, saat ini fasilitas yang disediakan hanya forum untuk sharing ilmu pengetahuan dan tanya jawab.Website dan repository artikel segera menyusul. Segera daftarkan diri anda sekarang pada website noscommunity dan mari bersama-sama majukan IT Indonesia. Kirimkan permasalahan komputer dan jaringan yang anda kelola ke noscommunity@gmail.com atau SMS ke nomor 081370311355. SMS dan email yang anda kirim akan kami jawab sesuai giliran masuk hanya pada SKH Minggu Waspada.
Jawab: Dual boot atau memasang 2 sistem operasi pada single HDD (harddisk), merupakan alasan umum orang-orang ingin mem-partisi (membagi) harddrive mereka. Jika kamu mempunyai satu sistem operasi yang telah terinstall dan ingin menambahkan sistem operasi kedua tanpa harus kehilangan data pada partisi yang sudah ada. Selama anda mengikuti instruksi dengan benar yang telah disediakan oleh sistem operasi anda, tidak ada data yang hilang selama proses partisi. Beberapa step yang diperlukan: 1. Buka utiliti partisi pada Windows, Start >> Control Panel >> System Management >>
Administrative Tools dan Computer Management. Dari panel storage pada tampilan sisi kiri, klik Disk Management. 2. Klik kanan pada space HDD yang telah mempunyai label. Pilih “Unallocated”, kemudian “New Simple Volume” untuk menjalankan “New Simple Volume Wizard”. 3. Klik “Next” untuk memulai proses partisi. 4. Masukkan ukuran partisi baru dalam MB kemudan klik “Next”. 5. Berikan label pada partisi baru dengan memilih drive letter dan “Next”. 6. Dan tentukan apa anda ingin lakukan,Jika anda tidak ingin melakukan format, klik “Do not format this volume”.Jika iya (melakukan format), klik “Next” dan Klik tombol “Finish”. Partisi baru akan muncul dan data yang ada sebelumnya akan tetap terjaga. Semoga dapat membantu. From: 0856157**** Hai NOS, aku punya laptop ni, aku sangat suka maen games, beberapa games tidak dapat aku mainkan krna spesifikasi VGA saya tidak mendukung, jadi aku mo tanya nih, bisakah VGA laptop diganti/upgrade? Makasih NOS. Jawab: Tentu saja bisa, tetapi berbeda dengan komputer desktop, di mana Anda dapat mengganti kartu video dengan kartu berukuran standar, memperbarui kartu grafis (VGA Card) pada komputer notebook dapat menjadi kompleks. Untuk meng-upgrade kartu grafis notebook Anda, Anda harus membongkar (disasembly) seluruh laptop dan mengganti kartu grafis yang kompatibel untuk sistem Laptop.
Konsultasi Sumber Daya Manusia Diasuh oleh Thoga Sitorus
Cara Menghitung Upah Lembur Selamat pagi Pak Thoga. Nama saya Makdin, karyawan sebuah perusahaan swasta di Medan, ingin menanyakan tentang perhitungan upah lembur bagi pekerja yang melakukan pekerjaan melampaui batas waktu jam kerja 7 jam sehari atau 40 jam seminggu. Sebagai karyawan tetap/bulanan, saya selalu bekerja lembur namun tidak mengerti bagaimana caranya menghitung upah lembur sesuai dengan peraturan yang berlaku. Atas penjelasan Bapak, saya ucapkan terima kasih. Jawab : Selamat Pagi Sdr. Makdin. Jam kerja bagi pekerja berdasarkan Undang-Undang Ketenagakerjaan Nomor 13 Tahun 2003 menyatakan, setiap pengusaha wajib melaksanakan ketentuan waktu kerja yaitu jumlah jam kerja normal untuk selama 1 (satu) minggu adalah 40 jam, dengan perincian sebagai berikut : apabila perusahaan memberlakukan kerja 6 hari dalam 1 minggu maka jumlah jam kerja 1 hari = 7 jam dan hari Sabtu 5 jam kerja dan apabila perusahaan memberlakukan kerja 5 hari dalam 1 minggu maka jam kerja 1 hari jumlahnya = 8 jam dan hari Sabtu libur. Bila melakukan pekerjaan sesudah jam kerja normal, maka jam kerja selebihnya dihitung sebagai jam kerja lembur. Dalam hal ini pengusaha wajib memberikan upah lembur dan perhitungannya harus sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Jam kerja lembur diatur dalam Keputusan Menteri Tenaga Kerj a d a n Tra n s m i g ra s i No. KEP.102/MEN/VI/2004 tentang
Minggu 25 Juli 2010
Bantuin Aku, Dong?!
Diasuh oleh Network And Open System Community
Jawab: Rar adalah format file yang digunakan untuk kompresi file komputer dan membuat membuat ukuran filenya lebih kecil. File rar bisa dipecah menjadi bagian-bagian berukuran sama untuk pengarsipan dan mereka juga dapat dilindungi dengan password. Untuk membuka rar. Pada Mac Anda, Anda biasanya perlu software khusus. Gunakan StuffIt Expander jika komputer Anda menjalankan MacOS. Anda dapat menggunakan StuffIt Expander untuk dekompresi file rar dan StuffIt Expander juga dapat membuka beberapa jenis lain dari file terkompresi. Untuk membukanya, Buka file rar pada Mac Anda. Dengan menyeret file dan kemudian menjatuhkannya (drag & drop) ke ikon StuffIt Expander Anda. StuffIt Expander kemudian akan melakukan dekompresi dan membuka file sehingga Anda dapat menggunakan file tersebut.
WASPADA
Tanya: Anto – Hp 087891330xxx Assalamualaikum ,mbak....Ni Anto ada masalah,lagi bingung nih mbak sama pacar..kenapa ya dia sepertinya cuwek kalo aku gak’nanyai’n dia duluan,dia gak mau nanya. emang sih kalo ketemu_dia enak bawaanya.truz katanya dia se’rius juga.Tapi aku bingung nih masa aku truz yang harus ngertiin dia.....N aku kini mulai bosan ama sikapnya kerana dia pemalu ,pendiam,n agak kekanak-kanakan. dia hannya anggap hubungan kami kalo lagi berkomunikasi aja mbak .jadi gimana solusinya,........Apa hubungan kami bisa dipertahankan. Jawab: Waalaikumsalam, Helo Anto Pacaran biar enggak boseninbutuh banyak variasi dan obrlan yang luas tentang satu sama lain. Biar tetap ada yan di-share, kalian teap perlu punya kehidupan pribadi masingmasing. Keseringan ketemu juga bikin bosan. Adanya halhal yang enggak dibagi sama doi bikin pacaran awet. Mengenai doi yang sepertinya cuek dan enggak banyak omong, bukan berarti dia enggak perhatian. Ada pribadi yang kalem dan pendiam, tidak ekspresif artinya dia sulit untuk memulai baik dalam pembicaraan maupun tingkah laku.. tapi bukan berarti orangnya tidak perhatian. Kalau adik bisa membuat dirinya nyaman, akan mengurangi rasa kekakuan diantara kalian. Jadi jangan keburu bilang bosen, mungkin diawal ketertarikanmu justru pada sikapnya yang cuek dan pemalu. Salam Tanya: Ina – Hp 6281990407xxx Assalamualaikum.. salam kenal mbak.. namaku Ina.. punya pacar. dari awalnya Ina gak tahu bahwa cowo ina udah berke-luarga. setelah semuanya terbongkar Ina kaget banget mbak.. tapi gimana ina udah terlanjur sayank banget ama dia. mbak Ina gak rela kalau untuk diduain?? tolong kasih solusinya ya Jawab: Waalaikumsalam, Dear Ina Mbak memahami perasaanmu saat ini, pasti kecewa banget dibohongi. Tapi lebih baik adik mengetahui sekarang daripada ketahuan setelah kalian menikah. Ina yang baik.. mumpung hubungan kalian belum terlanjur jauh, alangkah bijaknya bila Ina meriview kembali.. apakah lelaki seperti ini yang pantas mendampingimu? Karena sedari awal jalannya sudah tidak mulus.. mbak khawatir ke depannya akan lebih sulit lagi buatmu. Kamu masih muda.. lebih banyak pilihan buatmu mengenal pria lain.. yang benar -benar setia dan menyayangimu dan tidak terikat hubungan perkawinan. Maaf kalau saran mbak tidak seperti harapanmu.. Ina yang baik.. ada pepatah mengatakan mengalah untuk menang, artinya biarlah saat ini kamu mundur dari kehidupan mereka, Insya Allah.. smoga kedepannya kamu dapat pengganti pria yang lebih segalanya dari dia. salam Tanya: Ela – Hp 6281263368xxx Assalamualaikum ........mbak Fifi , aku Ela ...,aku punya cowo , udah jalan sama dia selama 5 bulan , tapi cowo aku ne berbeda status .. Jadi aku ne sayang banget ma dia , N dia juga sayang banget ma aku ..... Tapi gimana ya mbak , dia minta aku berhubungan badan sama dia , tapi aku masih berpikir .. Aku bingung mbak .. Ntar kalau aku tolak , dia bilang aku gak sayang sama dia Tolong mbak kasih solusinya Jawab: Waalaikumsalam, Dear Ela Mbak salut kamu berani mengatakan TIDAK saat harus mengatakan TIDAK!! Meskipun yang memintanya orang yang kamu sayang. Melihat kelakuannya ada baiknya kamu mulai berfikir kembali, seperti apa perasaanmu, apakah cinta atau sekedar sayang? Kalau sekedar sayang enggak harus jadian. Kamu dapat berteman aja,, karena jadian atau dekat dengan cowok seperti dia punya peluang cukup tinggi buat terjebak ngelakuain aktivitas seksual di usia muda.Kalau kemarin kamu mampu bertahan, lama-lama dibujuk akan runtuh pertahanan dirimu. Iiiih serem… Masa depanmu akan suram hanya terbujuk rayuan gombal. Gampang koq mengetahui cowok yang benar-benar mencintaimu.. yaitu ‘sejauh mana ia mampu menjagamu dan menghargaimu’ adalah bukti bahwa ia dia mencintaimu. Ela hidup adalah pilihan. Indah atau suramnya hidup yang kita jalanin tergantung pilihan kita. Mumpung kamu masih bisa milih.. pilih lelaki yang bisa membawa kebaikan buatmu dan dirinya. Jangan deh hanya harena kenikmatan sesaat kamu menanggung beban seumur hidup. Betapa bangganya kita kaum wanita dapat mempersembahkan hal itu buat suami kita nantinya. Mbak yakin kamu tahu apa yang harus kamu lakukan.. tentukan pilihan yang baik dari sekarang. Salam. Tanya: Girl (W) – Hp 6285761237xxx Assalamualaikum, mbak Fifi , nich sayaW .Saya mau curhat mbak . Saya seorang pelajar SMA , mba apakah seusia saya boleh pacaran mbak n gimana mbak cowox yang benar2 baik mbak . . Makasih ya mbak . . Wassalam Jawab: Waalaikumsalam, Dear W Pastikan dulu kebutuhanmu, sekedar ikut-ikutan pengen punya pacar atau memang butuh teman dekat? Jadi kalau belum pengen pacaran enggak usah maksain.Karena ada atau tidak punya pacar ke-duanya bisa happy koq. Malah makin asyik kamu bisa bergaul dengan semua teman tanpa harus terikat pada satu orang. W yang baik… mbak kadang prihatin, remaja saat ini sepertinya malu bila masih jomblo.. mungkin
sejam.
Hak Pensiun Pekerja
waktu kerja lembur dan upah kerja lembur. Pasal 8 Kepmen tersebut mengatakan, perhitungan upah lembur didasarkan pada upah bulanan. Cara menghitung upah sejam adalah 1/173 x upah sebulan. Rumus 1/173 x upah sebulan didapat dari jumlah jam kerja dalam 1 minggu= 40 jam. Jumlah minggu dalam 1 tahun = 52 minggu. 1 tahun= 12 bulan. Jadi jumlah minggu dalam 1 bulan = 52/12= 4 1/3 minggu. Jam kerja dalam 1 minggu = 4 1/3 x 40 = 173 1/3. Jadi upah 1 jam= 1/173 x upah sebulan. Cara menghitung upah kerja lembur merujuk pada pasal 11 KEP.102/MEN/VI/2004 ada-
lah sbb : 1) Apabila kerja lembur dilakukan pada hari kerja : a. Untuk jam kerja lembur pertama harus dibayar upah sebesar 1.5 x upah sejam b. Untuk setiap jam kerja lembur berikutnya harus dibayar upah sebesar 2 x upah sejam. 2) Apabila kerja lembur dilakukan pada hari istuirahat mingguan dan/atau hari libur resmi untuk waktu kerja 6 hari kerja dan 40 jam seminggu maka : a) Penghitungan upah kerja lembur untuk 7 jam pertama dibayar 2 x upah sejam dan jam ke-8 dibayar 3 x upah sejam dan
jam kerja lembur ke-9 dan ke10 dibayar 4 x upah sejam. b) Apabila hari libur resmi jatuh pada hari kerja terpendek penghitungan upah lembur 5 jam pertama dibayar 2 x upah sejam, jam ke-6 dibayar 3 x upah sejam dan lembur ke-7 dan ke8 dibayar 4 x upah sejam. 3) Apabila kerja lembur dilakukan pada hari istirahat mingguan dan/atau hari libur resmi untuk waktu kerja 5 hari kerja dan 40 jam seminggu, maka perhitungan upah kerja lembur untuk 8 jam kerja pertama dibayar 2 x upah sejam, jam ke-9 dibayar 3 x upah sejam dan jam ke-10 dan ke-11 dibayar 4 x upah
Selamat pagi Pak Thoga. Nama saya S. Sibarani bekerja di perusahaan swasta di Kab. Simalungun ingin menanyakan kepada Bapak tentang hak pensiun saya. Sekarang saya berumur 55 tahun dan memasuki usia pensiun. Sesuai dengan ketentuan Undang-Undang Ketenagakerjaan apa saja hak yang dapat saya terima dari perusahaan, dan bagaimana dengan jaminan hari tua apakah tetap dibayar atau menjadi hak saya. Mohon penjelasan Bapak dan saya ucapkan terima kasih. Jawab: Selamat pagi Sdr Sibarani. Masalah tentang pensiun Saudara secara jelas diatur dalam
UU Ketenagakerjaan yaitu, bila pekerja memasuki usia pensiun, maka hak-hak pensiun pekerja yang akan diberikan oleh pengusaha sesuai ketentuan diatur dalam Undang-Undang No.13 Tahun 2003 tentang Ketenagakerjaan Ps.167, yaitu: (1)Pengusaha dapat melakukan pemutusan hubungan kerja terhadap pekerja/buruh karena memasuki usia pensiun dan apabila pengusaha telah mengikutkan pekerja/buruh pada program pensiun yang iurannya dibayar penuh oleh pengusaha, maka pekerja/buruh tidak berhak mendapatkan uang pesangon sesuai ketentuan Pasal 156 ayat (2), uang penghargaan masa kerja sesuai ketentuan Pasal 156 ayat (3), tetapi tetap berhak atas uang penggantian hak sesuai ketentuan Pasal 156 ayat (4). (2)Dalam hal besarnya jami-
Bagi para pembaca yang ingin menanyakan seputar tentang ketenagakerjaan dapat mengirimkan pertanyaan melalui Email:thogasitorus@yahoo.co.id, HP:0811632554
Konsultasi Remaja
karena pengaruh lingkungan dan tayangan di media yang mempengaruhi pola fikir remaja harus punya gebetan. Jadi kalo ditanya pendapat mbak pribadi nih, sebaiknya masa remaja dijalani dengan memperluas link pertemanan.. makin banyak teman, wawasanmu semakin luas.. adik jadi banyak mengenal karakter teman-teman, jadi makin tahu teman yang baik itu seperti apa, Siip khan? Tanya: Adrian – Hp 6281265969xxx Assalamualaikum .Mbak nich andrian di R.prapat,mbak aku punya masalah yang sulit kuputusin, gini mbak aku kuliah sambil kerja,nah sekarang kan aku lagi waktunya nyusun Tugas Akhir (TA) and aku harus fokus ke tugas itu, tapi kalau aku fokus ke TA aku harus ninggalin kerjaan ,sementara biaya kuliahku dari hasil kerja itu, kalau milih kerja qak bakalan diwisuda tahun ini, and kalau milih kuliah biaya juga gak ada, lantas menurut mbak aku mesti gimana? Jawab: Waalaikumsalam, Helo Adrian Pasti pengennya sejalan ya antara karir n kuliah. Tapi kadang keinginan engga selalu bisa seperti yang diharapkan. Antara karir dan study..ke duanya sama penting, karena karir untuk kehidupan dan kuliah buat masa depanmu. Apakah sudah mencoba menceritakan masalah ini pada atasan agar diberi kelonggaran waktu buat nyelesaikan tugas akhir?Ada perusahaan yang bisa memahami hal ini asal tidak melalaikan tugas di tempat kerja. Namun bila sulit mendapat izin, adik harus bisa memilah, karena dalam hidup harus ada pilihan mana yang paling kamu butuhkan… . Namun bila tidak bisa sejalan, kamu harus bisa menentukan prioritas mana yang paling penting banget dari yang penting yaitu dengan menunda waktu wisudamu tahuin ini sampai kamu diberi izin kelonggaran waktu dari pimpinan tempat adik bekerja. Salam semoga sukses. Tanya: Imei – Hp 6281265326xxx Assalamualaikum salam kenal buat mbak Fifi,saya Imei mau curhat. gimana memecahkan masalah yang InsyaAllah saya bentar lagi mau merit tapi orang tua saya (Bapak/Ayah) tidak boleh ikut dalam akad nikah saya nanti dikarenakan masalah keluarga. apa yang bisa saya lakukan agar ayah saya datang acara pernikahan saya nanti? tolongi saya mbak fifi agar masalah saya selesai dgn baik.dan terus ayah saya bisa nenghadiri acara pernikahan saya.sebelum dan sesudahnya saya ucapkan terima kasih Jawab: Waalaikumsalam, Dear Imei Mbak dapat memahami keinginanmu.. pada saat menikah bisa dihadiri ataupun dinikahkan sendiri oleh ayah kandung. Apapun masalah yang kamu hadapi.. mbak doakan diberi jalan keluar yang terbaik. Imei, jangan sedih.. coba minta bantuan dari kerabat yang bisa menjembatani, agar bisa bersikap netral memberi nasehat pada keluarga yang lain, karena biasanya diantara yang tidak setuju tetap masih ada yang memahami keinginanmu. Jadi kamu agak ekstra membujuk buat meyakinkan ibu dan keluarga yang lain. Katakan restu kedua orang tua sangat kamu harapkan dan kamu ingin diberi kebahagiaan pada saat menikah bisa disaksikan oleh kedua orang tua kandungmu. Insya Allah niat baikmu dapat mencairkan hati keluargamu. Jangan lupa beribadah dan memohon petunjuk dari NYa agar dilancarkan usaha dan keinginanmu. salam. Tanya: Nisa - Hp 085762471xxx Assalamualaikum. mbak Fifi saya Nisa asal p.susu. mbak Nisa punya masalah ni dengan pacar nisa gimana ya mbak caranya supaya doi nisa bisa jujur sama nisa soalna akhr2 ini doi berubah sama nisa kata teman-teman nisa dia punya selingkuhan, gara-gara itu dia berubah. Tanya: Aris – Hp 6285761618xxx Assalamualaikum mbak Fifi...salam kenal nama saya Aris..saya punya problem ni mbak,saya punya pacar,kami baru 5 bulan berhubungan...tapi dia kalau ada masalah selalu menghindar dari saya,,telpon ‘n sms saya gak pernah dia tanggepin...Saya bingung ni mbak,apa dia merasa kalau saya nie gak berguna atau dia udah gak nganggap saya lagi Tanya: Zharia – Hp 6281267186xxx Assalamua’laikum. Hai mbak Fifi,ni zharia d R.prapat. Mbak,aku punya banyak masalah. . ? Terutama masalah pacar mbak. Zharia gak tau apa sebabnya dia tu berubah n menghindar. Padahal mbak fi, zharia tu sayang banget sama dia. . ! Mbak gimana sih caranya biar bisa jalan lagi sama zharia..? Jawab: Waalaikumsalam, Dear Nisa, Zharia n Aris Sedih yaa, melihat perubahan sikap doi kalian. Tapi sebelum keburu menuduh doi punya selingkuhan.. kenapa enggak membicarakan masalah ini baik-baik. Tanyakan apakah ada sesuatu yang membuat kalian jadi seperti sekarang, kalau dia belum mau jawab.. ungkapin aja kamu ingin minta maaf, seandainya ada kesalahan tapi bukan didiamkan/dicuekin seperti sekarang. Enggak perlu menghubunginya terlalu sering.. pelan saja nunjukin perhatian kalian padanya. Bila doi tetap tidak berubah.. kalian perlu ketegasan hubungan ini. Itu haknya untuk memutuskan, sama seperti kalian juga berhak untuk mengevaluasi diri.. buat menata diri.. apakah doi layak buat dipertahankan sebagai pacar. Masih banyak koq yang harus kalian lakukan daripada memikirkan doi yang bikin sakit kepala.. Hidup harus tetap berjalan ada atau tanpa doi disisimu. Salam
nan atau manfaat pensiun yang diterima sekaligus dalam program pensiun sebagaimana dimaksud pada ayat (1) ternyata lebih kecil daripada jumlah uang pesangon 2 (dua) kali ketentuan Pasal 156 ayat (2) dan uang penghargaan masa kerja 1 (satu) kali ketentuan Pasal 156 ayat (3) dan uang penggantian hak sesuai ketentuan Pasal 156 ayat (4), maka selisihnya dibayar oleh pengusaha. (3) Dalam hal pengusaha telah mengikutsertakan pekerja/buruh dalam program pensiun yang iurannya/preminya dibayar oleh pengusaha dan pekerja/buruh, maka yang diperhitungkan dengan uang pesangon yaitu uang pensiun yang premi/iurannya dibayar oleh pengusaha. (4) Ketentuan sebagai-mana dimaksud pada ayat (1), ayat(2), dan ayat (3) dapat diatur lain
Kupon Konsultasi
dalam perjanjian kerja, peraturan perusahaan, atau perjanjian kerja bersama. (5) Dalam hal pengusaha tidak mengikutsertakan pekerja/buruh yang mengalami pemutusan hubungan kerja karena usia pensiun pada program pensiun maka pengusaha wajib memberikan kepada pekerja/buruh uang pesangon sebesar 2(dua) kali ketentuan Pasal 156 ayat (2), uang penghargaan masa kerja 1 (satu) kali ketentuan Pasal 156 ayat (3) dan uang penggantian hak sesuai ketentuan Pasal 156 ayat (4). (6) Hak atas manfaat pensiun sebagaimana yang dimaksud pada ayat (1), ayat (2), ayat (3), dan ayat (4) tidak menghilangkan hak pekerja/buruh atas jaminan hari tua yang bersifat wajib sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku (UU No.3 tahun 1992 tentang Jamsostek). Demikian penjelasan saya semoga bermanfaat bagi Anda dan hak-hak Anda diberikan oleh perusahaan sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
Rileks
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Kejadian Waktu Manjat Gunung
Banyolan Siksaan Di Neraka Seorang warga Indonesia meninggal dan karena amal perbuatannya buruk lalu ia dikirim menuju ke neraka. Di sana ia mendapatkan bahwa ada neraka yang berbeda-beda bagi tiap negara asal. Pertama ia ke neraka orang Inggris dan berseru: “Kalian ngapain saja di sini?” Ia dijawab: “Pertama-tama, kita didudukan diatas kursi listrik selama satu jam. Lalu didudukan di atas kursi paku selama satu jam lagi. Lalu disiram dengan bensin dan disulut api. Lalu, ... Inggris muncul dan memecut kita sepanjang sisa hari.” Karena kedengarannya tidak menyenangkan, sang orang Indonesia menuju tempat lain. Ia coba melihat-lihat bagaimana keadaan di neraka AS, neraka Israel, neraka Rusia dan banyak lagi. Ia mendapatkan bahwa kesemua neraka-neraka itu kurang-lebih mirip dengan neraka orang Inggris. Akhirnya ia tiba di neraka orang Indonesia, dan melihat antrian panjang orang yang menunggu giliran untuk masuk dari berbagai negara. Dengan tercengang ia bertanya: “Apa yang dilakukan di sini?” Ia memperoleh jawaban: “Pertama-tama, kita didudukan diatas kursi listrik selama satu jam. Lalu didudukan di atas kursi paku selama satu jam lagi. Lalu disiram dengan bensin dan disulut api. Lalu ... Indonesia muncul dan memecut kita sepanjang hari.” “Tapi itu persis sama dengan neraka-neraka yang lain. Kenapa dong begitu banyak orang ngantri untuk masuk sini?” “Disini service-nya buruk, kursi listriknya nggak nyala, karena harga listrik naik terlalu tinggi dan sering mati, kursi pakunya nggak ada, jadi tinggal pakunya aja, karena kursinya sering diperebutkan, bensinnya juga nggak ada tuh, karena harganya melambung tinggi, malah awal tahun 2005 mau naik lagi, dan setannya adalah mantan pegawai negeri, jadi ia Cuma datang, tanda tangan absensi, lalu bolos.”
Siapa Yang Paling Banyak? Jadi di stadion senayan ceritanya lagi ada perlombaan adu banyak-banyakkan anak, peserta yang sudah sampe final itu India, China sama Indonesia (yg ini harus ikut secara pertandingannya juga di adain di senayan...) Komentator : “Baiklah para penonton saatnya kita mulai pertandingan ini.. kita panggil peserta pertama dari India... berapa banyakkah anak yang dia punya..???” Lalu keluarlah peserta dari India dengan membawa masuk truk roda 6 yang di belakangnya berisi anak2nya.... Komentator : “Marilah kita hitung berapa banyak kah anak2nya... sambil dihitung 1..2..3.. 4..20... yah ternyata ada 20 anak... hebat !!! (penonton bertepuk tangan..) Baiklah sekarang
B7
kita panggilkan peserta dari China...!!! Peserta dari China keluar dengan membawa bus Damri yang besar berisikan anak2nya.. Komentator : “Oke kita hitung sama2 berapa banyakkah anaknya... 1..2..10..20...30..50.. yah ternyata ada 50 anak... sungguh hebat !!! (penonton pun semakin bergemuruh tepuk tangannya).. Yah sekarang peserta terakhir dari Indonesia...!!! Keluarlah Peserta dari Indonesia dengan memakai sarung dan masuk mengendaraiVespa dengan ditemani 2 orang anaknya yang masih kecil.. Komentator : “Lho apa ini kok cuman 2 orang, bagaimana bapak bisa sampai putaran final ??? tanya komentator bingung... Peserta dari Indonesia : “Tenang pak... saya ngga curang kok.. coba bapak dengar baik-baik sorak sorai penonton... Penonton “ (semuanya serempak bersorak) Bapak !!... Bapak !!... Bapak !!!! Komentator : “ yah ternyata satu stadion semuanya adalah anaknya peserta dari Indonesia...!!!
Cerita Tiga Anak Negro Ceritanya ada 3 anak negro yang lagi menyombongkan bapak siapa yang paling negro (baca hitam).. Anak I : “Bapak gw pasti paling negro diantara bapak2 lo... bayangin aja waktu motong rumput ngga sengaja tangannya kena pemotong rumput... terus keluar darah, pas gw liat darahnya warnanya Hitam..!! Negro banget kan bapak gw..” Anak II : “Ah itumah ngga ada apa2nya... Bapak gw kemaren jatuh dari tangga waktu benerin genteng... kakinya patah sampe tulangnya kelihatan... pas gw liat... gila tulang bapak gw warnanya Hitam !!! Bapak gw lebih negro kan di banding bapak lo.. hehehhe “ Anak III : Ngga mau kalah“Kalau ngomongin siapa yang paling negro jelas bapak gw yang menang... Lo pada tau ngga waktu gw pulang sekolah terus masuk rumah gw liat bapak gw lagi baca koran... tiba2 rumah gw gelap ngga keliatan apa2an... kayak ketutupan kabut warna hitam pekat... jelas aja gw panik terus teriak2... tiba2 bapak gw ngomong “Jangan ribut kenapa sih orang bapak cuman Kentut doang.... ternyata kabut hitam itu dari kentut bapak gw....
Kisah Murid Stres Pada suatu hari Ibunya Beni kaget ngeliat Beni udah pulang padahal baru jam 9 pagi. Ibu nanya:”Ben, kok kamu udah pulang?” Beni ngejawab:”Karena Beni berhasil menjawab pertanyaan ibu guru dengan benar” Ibu:”wah hebat kamu.. itu baru anak mama. Btw tadi apa pertanyaan ibu guru?” Beni:”Siapa yang nimpuk ibu guru pake kapur? Trus beni jawab saya bu”.
Disuatu saat di gunung everest 5 orang yang berniat menaklukan puncak gunung everest. kelima orang tersebut berniat menaklukan puncak gunung everest. tiba-tiba dalam perjalanan menuju puncak sebuah tebing di everest dengan cara memanjat dengan tali. tiba-tiba ada longsor yang menyebabkan kelima orang tersebut terpeleset dan nyaris jatuh beruntung mereka berlima masih sempat memegang tali yang mereka pake buat manjat tebing gunung itu. lama kelamaan tali tersebut tidak kuat menumpu masa (cie pake masa udh kyk fisika aja) dan terjadila percakapan : Orang 1 : GAWAT ! ! ! ! ! . Tali ini udah ngak kuat lagi, salah satu dari kita harus mengalah dengan cara lepas dari tali ini Orang 2 : Saya ngak mungkin, saya masih punya anak dan istri. mereka masih membutuhkan saya ( karena si orang 2 ini kepala keluarga gan, istrinya 3 anaknya 6 gan) Orang 3 : Apa kau gila ?. hanya orang bodoh yang ingin lepas dari tali ini ( ceritannya ini orangnya egois gan) Orang 4 : Saya tngak mungkin lepas dari tali ini. kalian masih membutuhkan saya, saya membawa pasokan makanan kalian dalam perjalanan ini (ni orang tukang angkut utk makanan gan ceritannya) Orang 5 : saya tak bisa lepas dari tali ini, tali ini mungkin masih bisa menopang kita sampai ada yang menolong kita (ni org sotoy gan kayak roy sukro gan) Melihat rekan setimnya tak mau mengalah, akhirnya orang pertama membuat keputusan paling menegangkan disaat krusial itu. Orang 1 : Baik, saya yang akan melepas diri, tapi tolong sampaikan pada keluarga saya bahwa saya tak mati sia-sia. saya mati dalam sebuah pengorbanan besar layaknya ksatria dimedan perang. tolong sampaikan pesan terakhir ini kepada keluarga saya. Tiba 2 hati orang 2 sampai 5 tersentuh hatinya dan mereka memberi tepuk tangan atas pengorbanan orang satu. saat bertepuk tangan tiba 2 orang 2 samapi 5 baru sadar bahwa mereka telah MELEPAS TANGAN MEREKA DARI TALI ITU. DAN jatuhlah orang 2 sampai orang 5. Orang 1 : Haha mampus lo gw kadalin ! ! ! ! !
Barack Obama Akan Berkunjung Ke Indonesia Barack Obama setelah resmi terpilih menjadi Presiden AS diperingatkan untuk tidak berkunjung ke Indonesia. Ini berkaitan dengan keamanan Presiden terpilih itu yang sudah mulai mendapatkan ancaman pembunuhan. Anjuran ini diberikan oleh penasihat keamanan dan pihak FBI. Menurut hasil penyelidikan pihak keamanan kepresidenan, di Indonesia masih banyak berkeliaran secara bebas para penembak tersembunyi yang dikhawatirkan mengancam keselamatan Obama. Pemerintah Indonesia merasa heran dan tersinggung akan adanya warning terhadap
Obama ini. Melalui Badan Intelejen Nasional (BIN) pemerintah Indonesia menanyakan kepada pihak FBI, bagaimana FBI bisa menyimpulkan bahwa di Indonesia masih banyak berkeliaran secara bebas para penembak tersembunyi alias sniper? Atas pertanyaan ini pihak FBI lalu mengirimkan daftar berisi ribuan nama orang yang dicurigai sebagai penembak tersembunyi di Indonesia. Anehnya, kebanyakan pemilik nama itu ada di Jakarta dan Sumatera Utara. Setelah diteliti oleh pihak BIN, ternyata nama yang disodorkan oleh FBI itu semuanya namanama suku Batak. Lho, kok bisa? Semua nama yang dicurigai sebagai penembak tersembunyi itu tak lain adalah nama-nama dengan nama belakang marga: SIANIPAR. FBI membaca nama mereka sebagai SNIPER...
Anak Siapa Pada suatu hariTutut (anaknya Soeharto), lewat di jalan tol di Jakarta. Penjaga Tol: “3000 rupiah.” BuTututyangemangngakpunyauangseribuan mengeluarkan uang 50 ribu rupiah langsung saja menyodorkan tuch uang. Penjaga Tol: “Ini Bu, kembaliannya.” Bu Tutut: “Sudah… simpan saja buat keluarga anda.” Ahli Matematika, Fisikawan, dan Insinyur Menghitung Volume Bola Seorang ahli matematika, fisikawan, dan insinyur semua diberi bola karet merah dan diperintahkan untuk mencari volume bola tersebut. Matematikawan dengan hati-hati mengukur diameter dan mengevaluasi integral pangkat tiga. Fisika itu mengisi gelas dengan air, memasukkan bola dalam air, dan mengukur perpindahan total. Insinyur mengetahui volume bola dengan membacamodeldannomorseridibolakaretmerah tersebut.
Cara Mengukur Tinggi Menara Dengan Tepat Seorang insinyur, seorang matematikawan dan seorang lulusan seni diberi tugas mencari tinggi dari menara sebuah mercusuar (yang pertama untuk mendapatkan hasil yang tepat memenangkan $1.000). Insinyur itu mencoba mengingat hal-hal tentang tekanan diferensial, tetapi terpaksa memanjat menara dan menurunkan tali dengan bandul sampai menyentuh tanah dan kemudian turun dan mengukur panjang tali. Ahli matematika itu meletakkan sebuah garis acuan,diukursudutkeatasmenaradarikeduaujung dan bekerja di luar tinggi dengan trigonometri. Namun, lulusan seni memenangkan hadiah. Dia membelikan kontraktor menara itu bir di bar lokal dan dia memberitahu tinggi menara itu.
TTS BERHADIAH
S.u.d.o.k.u_P.l.u.s . . . . . . . . . (Berhadiah) Sudoku Plus berkotak 12x12 menggunakan angka 0 sampai 9 ditambah dua abjad, A dan B, untuk mengisi kotak-kotak kosongnya. Tidak boleh ada pengulangan angka dan huruf pada lajur mendatar dan menurun, maupun di dalam kotak 4x3 bergaris tebal. Tidak ada keterlibatan matematika, hanya membutuhkan pertimbangan dan logika. Gunakan pensil dan penghapus pada awal pencarian angka pengisi kotak, sebelum menuliskan angka yang benar dengan pulpen. Tingkat kesulitan: mudah (**). Tersedia hadiah Rp. 50.000,- untuk satu pemenang. Masukkan kupon yang sudah terisi angka/huruf yang anda yakini benar ke dalam kotak yang disediakan di kantor Waspada Jl. Brigjen Katamso 1 Medan paling lambat Jumat. Peserta dari luar kota bisa mengirimnya melalui pos dengan memasukkannya ke dalam amplop atau melalui faksimile ke (061) 4510025. Jawaban dan pemenangnya dimuat pada edisi Minggu depan (1/8). -------------------------------------------- potong di sini ------------------------------------------
5 2 B 5 3 1 6 9 9 4 5 6 3 1 5 3 6 7 A 0 0 9 3 6 3 B 5 8
9 1 8 3 4 A
7 3 6 A 6 A 2 B 5 1 B 8 3 0 4 A 0 B 6 8 8 1 A 9 9 7 2 3 7 8 9 4 0 1
Alamat: ................................................ No. KTP/SIM/Kartu Pelajar: ..............................
gunting di sini TTS Berhadiah Jawab dan gunting TTS Berhadiah di atas kemudian kirimkan ke PT Harian Waspada Jalan Brigjen Katamso No.1 Medan/Jalan Letjend Suprapto No.1 Medan. Tulis nama dan alamat lengkap serta nomor pengenal. Jawaban paling lambat diterima Jumat 30 Juli 2010, pukul 16:00. Bagi pengirim yang dapat menjawab semua pertanyaan dengan tepat dan benar akan diberi hadiah berupa uang tunai sebesar Rp50.000,-untuk satu orang pemenang. Semua jawaban yang benar akan diundi. Pengumuman pemenang akan diumumkan pada Minggu 1 Agustus 2010 beserta jawaban yang benar di halaman yang sama. Hadiah dapat diambil di kantor Harian Waspada bagian Sekretaris Redaksi (jam kerja), setelah tiga hari pengumuman pemenang diterbitkan.
Nama
: .................................... ...........
Alamat
: . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . .. . . . . . . . . . . . . . Kode Pos . . . . . . . . . . .
No. KTP/SIM : ......................... ...................... ---------------------------------------------- potong di sini ----------------------------------------------
Menghadapi putranya yang selalu malas belajar dan sekolah, seorang ibu lalu mengajaknya menonton sebuah film silat yang memperlihatkan usaha perjuangan tokohnya agar dapat dijadikan contoh dan teladan bagi putranya tersebut. Film itu mengisahkan seorang pendekar yang pada akhir cerita menjadi sakti dan terkenal karena giat berlatih, penuh semangat, dan tidak kenal lelah sedikit pun. “Begitulah jadi manusia,” kata sang ibu. “Berakit-rakit ke hulu, berenang-renang ke tepian. Rajin pangkal pandai!” “Tapi,” kata putranya, “Pendekar itu tidak pernah mendapat pekerjaan rumah, belajar matematika, sejarah, dan geografi kan, Bu?”
Tidak Mau Menjelajah Bulan Anak dan bapak sedang menonton film empat dimensi yang pengaturan tempatnya di bulan. Serulah pastinya. Setelah film itu selesai ditonton, sang ayah bertanya pada si anak, “Nak, film tadi bagus, ya? Apakah kamu ingin jadi penjelajah di bulan?” “Tidak mau, ah. Aku takut. Soalnya bentuk bulan kan tidak pernah tetap.”
07.30 08.30 09.00 11.00 12.00 12.30 13.00 15.00 16.00 17.00 17.45 19.00 20.30 23.00 01.30
Dora Emon Crayon Sin Chan Dahsyat Silet Seputar Indonesia Penyegaran Rohani Spektakuler Indonesia Idol Kabar Kabari BEdah Rumah Seputar Indonesia Kemilau Cinta Kamila SejutaCintaMarshanda Piala Indonesia Babak 8 Besar Arema vs Persib Box Office Movie War Of The Worlds Delik
07.00 Bimbingan Rohani 07.30 Tom & Jerry 08.30 Upin & Ipin 09.00 Master Raindrop 09.30 Tawakadabra 10:00 Grebek Pasar 11.00 Jendela Wisata 11.30 Sidik Kasus 12.00 Cerita Siang 13.00 Yusuf Mansyur 14.00 Cerita Sore 15.00 Disney Club Sore 16.00 Lintas - 5 16.30 Zona Juara 17.30 Upin Ipin & Dkk 18.00 Gila Bola 18.03 Spesial Jelang Liburan Sekolah 21.00 Dangdut Never Dies 00.00 Layar Tengah Malam
07.30 Pokemon 08.00 Bakugan Battle 08.30 Power Rangers 09.30 Dragon Ball 10.00 Blue Dragon 10.30 Bleach2 11.00 Yu Gi Oh 11.00 Mix Master 12.00 Ben 10 12.30 Take Me Out Indonesia 15.30 Sinema Keluarga 18.00 Take Him Out 21.30 Sinema Keluarga 23.00 Beverly Hills 00.00 FS Diplomatic Affair
Nama: ..................................................
e17
Agar Pandai Seperti Pendekar
MENDATAR
MENURUN
1. Pekerjan; hasil perbuatan 5. Sesudah 8. Berpasangan 9. Hina; rendah 10. Awan lembab yang melayang di dekat permukaan tanah 11. Tempat berakhirnya aliran sungai di laut 12. Sepuluh ribu 15. Rusak berpisah-pisah; berantakan 18. Zat cair 20. Alat pemerintahan 21. Orang yang ahli perekonomian 22. Ibu (Inggris) 24. Baik (Arab) 27. Agama yang diajarkan Nabi Muhammad SAW 30. Nada 31. Pertunjukan kekebalan tubuh pada masyarakat Banten 32. Goyah, tidak kokoh 33. Gelanggang 34. Pawai 35. Terlarang; tidak halal
1. Saluran 2. Iga 3. Ajaran, kepercayaan kepada Tuhan 4. Penyerbuan ke dalam wilayah negara lain 5. Ahli 6. Tahan menghadapi cobaan; tabah 7. Langka dan kuno, tetapi bernilai sebagai hasil karya seni 13. Manjur 14. Alam akhirat yang membahagiakan roh manusia yang hendak tinggal di dalamnya 16. Sifat ingin menang sendiri 17. Bau 18. Anjungan Tunai Mandiri 19. Alat pada kendaraan untuk mengurangi laju atau berhenti 23. Ramalan atau pesan yang diberikan oleh orang suci atas petunjuk dewa pada zamanYunani Kuno 24. Ibu hewan 25. Dapat tumbuh dengan baik atau lekas besar 26. Jumlah harta benda minimum yang dikenakan zakat 27. Yaitu; adalah 28. Lapang, tidak sempit 29. Bagian hari yang gelap
06.30 Apa Kabar Indonesia 08:30 Documentary One 09:00 Kuningan City 09:30 Backpacker 10:00 Trend and Style 10:30 Tanpa Tanda Jasa 11:00 The Bikers 11:30 Riwajatmoe Doeloe 12:00 Kabar Siang 13:00 Damai Indonesiaku 15:00 Jejak Islam 15:30 Bukan Jalan - Jalan Biasa 16:30 Pariwara 17:00 Expose 17.30 Kabar Petang 19:00 Tanpa Tanda Jasa 19:30 Kabar Sepekan 20:30 Local Documentary 21:30 Tokoh 22:30 Sport Documentary 23:30 Fakta dan Data
TRANS 7 07:30 Selamat Pagi 08:30 Harmoni Islam 09:30 Gosip TWITT 10:00 Happy Holiday 10:30 Ayo Menyanyi 11:00 Asli Enak 11:30 Redaksi Siang 12:00 I Gossip Siang Musik 12:30 Si Bolang Jalan-jalan 13:00 Buku Harian Si Unyil 13:30 Galeri Sepak Bola 14:00 One Stop Football 14:30 Highlight Otomotif 15:00 Highlight MotoGP 201 15:30 SERU!!! 16:00 Mancing Mania 16:30 Redaksi Sore 17:00 Jalan-Jalan Selebrit 17:30 Petualangan Bahari 18:00 On The Spot Malam 19:00 Jejak Petualang 20:00 Beauty & Azis 21:00 PAS MANTAB 22:00 International Class. 22:30 Mister Tukul 23:30 Gara-Gara Magic 00:30 THEATER7 Spesial 02:30 Lipstick Jungle
07.30 Musik : Inbox 09.30 Hot Shot Extra 10.00 SCTV FTV 12.00 Liputan 6 Siang 12.30 FTV Siang 14.30 Status Selebriti 15.00 Hip Hip Hura 17.00 Liputan 6 Petang 17.30 Cinta Juga Kuya 18.00 Uya Emang Kuya 19.00 Langit Dan Bumi 20.00 Sinar 22.00 Kesetiaan Cinta 23.00 SCTV Sinema
07.00 Moucil Jalan-Jalan 07.30 CERDIK 08.00 Anak Pemberani 08.30 Foody With Rudy 09.00 Salah Alamat 09.30 Signatures Properties From Agung Podomoro Group 10.00 Espresso Weekend 11.00 Kena Deh 11.30 Topik Siang 12.00 KLIK ! Weekend 13.00 Planet Remaja 14.00 Motomaxx 14.30 Total Football 15.00 Dokumenter 16.00 Mantap 17.30 Topik Petang 18.00 CaptainTsubasa Road to 2002 18.30 Super Family 19.30 Super Deal 2 Milyar 21.00 Tawa Sutra 22.00 Heart Of The Dragon 00.30 Makmur (Makin Malam Makin Murah)
07.05 Dunia Kita 07.30 Bundesliga Kick Off 08.05 Agung Sedayu 08:30 Agung Sedayu 09:05 Indonesia This Morning 09:30 Agung Sedayu 10:05 Showbuzz 10:30 Metro Xin Wen 11:05 Oprah Winfrey Show 12:05 Metro Siang 13:05 12 Pas 13:30 e Lifestyle : 14:05 Rachael Ray Show 15:05 Archipelago 15:30 Kick Andy 16:05 Kick Andy 17:30 Metro Hari Ini 18:05 Metro Hari Ini 18:30 Metro This Week 19:05 MarioTeguh -The GoldenWays 20:05 Just Alvin! 21:30 Democrazy 22:05 Zona Memori 23:05 Metro 10 : 23:30 Metro Sports
07.30 08.00 08.30 09.00 10.00 10.30 11.00 12.00 12.30 13.00 13.30 14.00 15.00 15.30 16.00 16.30 17.00 17.30 18.15 19.00 22.00 24.00
Harmoni Alam Jelajah Celebrity on Vacation Ceriwis Ala Chef Griya Unik Insert Bosan Jadi Pegawai Ngulik Peppy The Xplorer Belajar Indonesia Diary Indonesia Mencari Bakat Loe Boleh Gila Para Pemburu John Pantau Insert Sore Reportase Sore Jika Aku Menjadi Termehek-Mehek IndonesiaMencariBakat Bioskop TRANS TV Bioskop TRANS TV
08:00 Penguin of Madagaskar 09:00 Inuyasha 10:30AreYouSmarterThan5thGrader? 11:30 Bocah Bintang 14:00 High School 14:30 Sentuhan Kasih Khatolik 15:00Marvothewonderchicken 15:00 Rujak Toon 15:30 Ayahku Hebat 16:00 Petualangan Panji 16:30 Berita Global 17:00 Kapten Tsubasa 17:30FifaWorldCup2010-LiveMatch 20:45 MTV Movie Awards 2010 23:00 Formula 1 Racing 2010 **m30/B
Remaja
B8
Waspada/Anum Saskia
Peserta PKL yang sudah merasa betah diantaranya Maya saat ditemui di tempat PKL-nya. magang atau PKL ini akan berjalan lancar dan mereka lebih gembira lagi karena dalam melaksanakan kegiatan ini, mereka mendapatkan uang saku dari pengelola usaha atau industri yang menerima mereka di sana. Sejak pukul tujuh pagi,para siswa ini sudah berada di Bandara Polonia Medan, menantikan keberangkatan ke Malaysia. Bersama orang tua dan keluarga dekat yang turut serta melepas kepergian mereka, para siswa ini nampak penuh semangat guna mengikuti program PKL-nya. Ada rona sedih di wajah keluarga mereka, tidak sedikit yang terisak tangis, maklum kepergian ini enam bulan lamanya. Ada yang baru per-tamakali naik pesawat dan langsung ke luar negeri, tapi hal ini tidaklah membuat mereka panik. Apalagi semua kelengkapan dokumen perjalanan sudah dipersiapkan jauh hari oleh pihak sekolah agar tidak ada masalah dalam melaksanakan program tersebut.
Serba Kotak-Kotak BUSANA motif kotak-kotak meski terkesan jadul tapi tetap gaya untuk ditampilkan saat ini. Kenakan bersama kemben atau rompi yang bikin kita tetap modis. **Neneng KZ/ AP
Minggu 25 Juli 2010
PKL Ke Luar Negeri Kenapa Enggak ?
Tari Antarkan Yeni Tour Ke Luar Negeri
SEBELAS siswa Sekolah Menengah Kejuruan Negeri (SMKN 8) Medan mengikuti program Praktek Kerja Lapangan (PKL) ke negeri jiran Malaysia selama 6 bulan. Mereka yang disertakan dalam program ini adalah siswa di jurusan Tata Boga. Yakni, Hilda Riana, Rizni Rahmanda,Rizki Destia Ningsih,Bina Mutiara Sitepu, Fiantino Purba,Junita Kosasra Saragih, Merina Ginting, Mainur Syafitri, Lovia Sijabat, Arfah Khayat dan Neni Triana. Turut serta dalam rombongan ini guru mereka, Dra Ngatmini,Dra Asmawaty Ginting dan Dra Dahlia Purba. Senin lalu, para siswa ini diberangkatkan ke lokasi PKL-nya tepatnya di arena rekreasi mewah di kawasan Genting Highlands Malaysia yang terkenal sebagai negeri awan dan pusat rekreasi penuh fantastis. Mereka terlihat sangat ceria dan yakin bahwa apa yang mereka lakukan di sana sesuai dengan program keahlian yang sudah didapatkan dari sekolah. Setidaknya, dengan bekal itu, sistem
WASPADA
Kepala SMKN 8 Dra Sulistianingsih diwakili Dra Dahlia Purba mengatakan keberangkatan siswa PKL ke Malaysia sudah berlangsung sejak lama. Program ini bagian dari tuntutan sekolah yang sudah mendapatkan ISO, serta tuntutan Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI). Sehingga keberangkatan siswa ini sebagai upaya pemenuhan tuntutan tersebut. Dia berharap para siswa yang disertakan dalam program ini dapat mengikuti program sebaik-baiknya dan bisa menyesuaikan diri dengan berbagai program kerja yang ditawarkan oleh industri yang memberi kesempatan kepada mereka untuk PKL. “Kami berharap seluruh peserta bisa memanfaatkan ilmu yang mereka miliki untuk diterapkan di dunia industri atau dunia usaha tempat mereka PKL. Di samping itu, tetap menjaga nama baik Indonesia, khususnya SMKN 8 yang mengirim mereka untuk PKL. Berbagai pengalaman mereka selama PKL diharapkan menjadi cemeti atau semangat baru dalam memenej dirinya untuk bekerja atau membuka usaha sekembalinya ke Medan. Meskipun saat kembali nanti, mereka harus melanjutkan studi dan mempersiapkan diri menghadapi ujian akhir nasional maupun ujian akhir sekolah. Semua peserta sudah dipersiapkan dengan baik sebelum
diberangkatkan,”ucapnya. Setibanya di Bandara Internasional Kuala Lumpur , semua peserta langsung menuju Genting Highlands tempat mereka akan bertugas. Salah satu Resto tempat siswa ini PKL adalah Marry Brown Resto yang sangat ramai dikunjungi oleh para pelancong yang sedang liburan ke kawasan itu. Sebelum bertugas, mereka mendapatkan arahan-arahan tentang apa saja yang perlu mereka lakukan dan hal-hal yang dilarang mereka kerjakan. Bersama kordinator program PKL di Malaysia, Suradi Disar, para siswa PKL nampak semakin bersemangat untuk memulai tugasnya di tempat itu. Dalam arahannya, Suradi meminta siswa untuk patuh pada peraturan yang ditetapkan oleh pengusaha. Di samping itu mengingatkan siswa untuk menimba pengalaman yang bermanfaat agar nantinya bisa diterapkan ditempat bekerja setelah lulus sekolah. Dia berharap siswa tetap menjaga nama baik diri dan sekolah serta menanamkan rasa disiplin yang tinggi dan kerjasama dengan tim kerja sekalipun berasal dari sekolah yang berbeda, sebab di tempat PKL ini sudah ada siswa lain yang juga berasal dari Indonesia. Terkait keuangan yang didapatkan siswa dari hasil PKL-nya, Suradi mengingatkan agar tidak difoya-foya saat mereka mendapat-kan cuti, tetapi disimpan dan diguna-kan untuk keperluan sekolah. Betah Sebelum tim 11 orang ini diberangkatkan, sudah ada yang berangkat lebih awal ke sana. Satu diantaranya bernama Maya. Ketika disambangi di tempat PKL-nya, Maya mengaku sudah mulai betah. “Yang bikin Maya betah, teman PKL dari Indonesia banyak sekali di sini. Selain itu, semua pekerjaan kami sangat dihargai dan mendapatkan uang lelah. Tujuan kami bukan penghasilan, tetapi lebih kepada pengalaman untuk menerapkan ilmu yang didapatkan di sekolah. Umumnya kami tidak terlalu sulit untuk beradaptasi, karena ilmu ini sudah kami dapatkan di sekolah. Hal yang membuat kami senang, kreasi masakan seperti kue-kue atau roti yang kami buat mendapat respon dari pelanggan. Artinya, ilmu tetang tata boga dari sekolah dapat dengan mudah kami terapkan di sini dan hasilnya
Waspada/Anum Saski
Seorang siswa bersama ibunya saat mengisi kelengkapan dokumen keberangkatan di Bandara Polonia Medan. Zodiak TAU gak sih, ternyata bintang kelahiran kita, alias Zodiak, punya andil juga dalam menentukan gaya narsis yang paling cocok buat kita. Simak tulisan berikut!’ LEO INI dia sang pemimpin. Ide-idemu, sikapmu, bikin teman-teman selalu betah sama kamu! Gaya narsis kamu? Pastinya selalu bareng teman-temanmu yang seabreeekk dong! VIRGO KAMU kritis, sekaligus punya tingkat analisa yang tinggi. Maksimalkan kemampuan ini, kamu bias langsung narsis to the max, jawab pertanyaan guru, dan nilai ulangan tertinggi. LIBRA GAYA Libra adalah narsis oenuh persiapan. Gak heran kalau mereka sering penuh
Peserta PKL berpose bersama sebelum mulai bertugas di Marry Brown sangat memuaskan,” kata Maya. Saat ditanya, apakah dia tidak merasa lelah dengan tugas yang dilaksanakan . Apakah ada kesempatan untuk istirahat melihat ramainya pengunjung ? “Kalau lelah pasti ada.Tapi sebagai peserta PKL, kami punya berbagai
aturan khususnya tetap mendapatkan waktu cuti, sehingga rasa lelah saat bekerja bisa terbayar. Yang penting dalam bekerja tidak meng-hitung hari dan tenaga, apa yang bisa dikerjakan sesuai dengan petunjuk dan sistemnya, lakukan saja dengan ikhlas. Dapat uang dan dapat pahala
Waspada/Anum Saskia
karena menyenangkan orang lain,’’kata Maya yang berencana akan menabung uang saku untuk keperluan kuliahnya setelah lulus tahun depan. Dia juga merasa beruntung mendapat kesempatan PKL di Malaysia seperti teman-teman lainnya. **Anum Saskia
Salwa Nadhira
Duta OSN Tingkat Nasional BANGGA, itulah yang dirasakan Salwa Nadhira, pelajar kelasVIII SMP RSBIM YP. Shafiyyatul Amaliyyah yang menjadi duta Provinsi Sumatera Utara untuk bidang studi Biologi pada Olimpiade Sains Nasional (OSN) yang akan digelar 1 Agustus 2010 mendatang. Menurut ABG yang lahir di Jakarta 25 Juni 1997 ini lolos ke tingkat nasional membuatnya tak bisa menggambarkan kegembiraan itu. ” Se-jujurnya perasaan ku sangat senang sekali, terharu, bangga dan penuh syukur menjadi satu”katanya saat disambangi Senin lalu di sekolahnya. Di singgung bagaimana dirinya bisa masuk ke OSN tingkat nasional, Salwa Nadhira mengatakan, sejak awal bersama 36 rekan-rekan lainnya, sudah mengikuti program pelatihan olimpiade di sekolah dari Mendiknas yang dibimbing langsung dari Universitas Andalas sebagai instruktur untuk pelatihan itu. Ke-36 rekan-rekan itu, 12 siswa untuk bidang studi matematika, 12 siswa untuk biologi, 12 siswa untuk fisika mengikuti seleksi tahap pertama. Nah dari sanalah kami terus mengikuti seleksi tahap II dan III hingga akhirnya tinggal 4 siswa tiap bidang studinya. Kemudian,lanjut Salwa, dari seleksi ketiga terjaring 12 siswa, lalu ke-12 siswa inilah mengikuti OSN Kota Medan dan masuk hanya 10 orang ke tingkat provinsi, 4 matematika, 4 fisika dan 2 biologi. Kemudian dari 10 siswa inilah hanya saya yang masuk ke tingkat nasional untuk bi-dang studi biologi, sedangkan rekan-rekan yang lain gugur. Saat ditanya bagaimana persiapan menghadapi OSN Agustus mendatang, dia mengaku sudah siap. “Wah soal persiapan belajar bener-bener ekstra keras mulai dari pukul 07:00 hingga 17:00 saya dibimbing di sekolah, kalo pun berhenti
hanya buat makan dan shalat. Kemudian setelah pulang dari sekolah istirahat sampai pukul 19:00 dan belajar lagi sampai pukul 23:00 dilanjutkan dengan tidur.Lalu bangun lagi pukul 03:00 buat shalat tahajjud dan terus berlanjut sampai persiapan ke sekolah. Yang penting intinya belajar jangan di dalam tekanan, jalanilah pembimbingan dengan ikhlas. Selain perbanyak referensi dan soal-soal dan belajar dari mana saja dan tetap jangan sampe merasa tertekan,” terangnya.
Bagaimana target dan keinginan dalam OSN mendatang? “Ya ingin mencapai hasil yang terbaik aja. Apapun yang terbaik buat diri sendiri dan negara ini. Kalau memang diijinkan menjadi juara dan mewakili Indonesia, ya tentunya sangat bersyukur. Kalau tidak saya ikhlas saja, pokoknya biarkan Indonesia mendapat wakil yang terbaik,” tuturnya tersenyum simpul. (m43)
18 TIPS Tampil Narsis Sesuai
TAURUS TAURUS diam-diam selalu punya cita rasa tinggi. Gak heran kalo temanteman selalu menunggu pendapatmu urusan baju, rambut, atau apa aja..!
pertimbangan soal baju apa yang dipake hari ini, ganti gaya rambut, biar cantik tiap saat dan narsis jalan terus.
unik. Biar tetap narsis, jangan lupa foto sebanyak-banyaknya biar semua tahu kisah perjalananmu.
SCORPIO CEWEK Scorpio ternyata punya hasrat besar untuk terkenal. Jadi, mulai saja dengan mengumpulkan foto bersama artis terkenal yang dijumpainya di mana saja, bikin satu album di Facebook, bisa ikutan terkenal, lho.
CAPRICORN JANGAN lewatkan pemilihan ketua OSIS, ketua kelas, atau ketua ekskul, karena Capricorn punya bakat alamiah dalam hal organisasi. Jadikan celah untuk tampil narsis, PeDe abis!
GEMINI SEORANG Gemini berkarakter pandai berbicara, dan lincah. Bisa lah dimulai dari jadi MC, acara pentas seni sekolah. Kuasai panggung, kamu bintangnya Narsista!
SAGITARIUS KARAKTER yang berjiwa petualang dan suka kebebasan, bikin Sagitarius cocok buat travelling ke tempat-tempat
AQUARIUS GAYA yang tenang, jenius, cepat mengerti adalah keunggulan sang Aquarius. So, urusan menarik perhatian cowok keren dan tetap bisa
tampil cool, Aquarius ahlinya! PISCES SANG Pisces selalu penuh cinta dan memiliki sisi manusiawi yang besar. Gaya narsis bisa dimulai dari ikutan apapun kegiatan social yang ada. Pisces pasti jadi pusat perhatian di sana. ARIES SPONTAN! Itu kata yang tepat menggambarkan Aries yang energik dan impulsive. Tiba-tiba menyumbang suara di kawinan atau di café yang ada live musiknya jadi gaya narsis yang cocok buat Aries!
CANCER BAKAT daya ingat yang kuatnya Cancer berguna banget tuh, buat gaya narsis paling keren abad ini! Caranya…bikin record photo box 100 gaya aja. Gak boleh ada gaya yang sama, pasti bisa dong! **m30/KW
Remaja
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
B9
Study Banding Ke Sekolah Di Malaysia
SMPN 1 Medan Siap Jadi Sekolah Berwawasan Lingkungan PENDIDIKAN merupakan kata kunci untuk meningkatkan kesejahteraan dan martabat bangsa. Tak salah jika pendidikan sebagai pilar pokok dalam pembangunan bangsa sehingga tinggi-rendah derajat suatu bangsa bisa dilihat dari mutu pendidikan yang diterapkannya.
Hal inilah yang membuat Sekolah Menengah Pertama Negeri(SMPN)1MedanmengunjungiSekolahMenengahKebangsaan (SMK) Teloi Kanan 09300 Kuala Ketil Kedah Darul Aman, Malaysia. Kepala SMPN 1 Medan, Asmiati, Spd, MM menyatakan untuk meningkatkan pemahaman dan kesadaran bagi generasi muda khususnya pelajar yang ada di Medan, penting aktualisasi wawasan kebangsaan bagi generasi muda. “Study banding ini diharapkan dapat mengoptimalisasi peran pendidik dan pelajar didalam
Waspada/Ist
Rombongan SMPN 1 Medan study banding ke sekolah Menengah Kebangsaan (SMK) Teloi Kanan 09300 Kuala Ketil Kedah Darul Aman, Malaysia. memberi dan menerima materi yang berpedoman pada azas manfaat, sejarah, dan proyeksi masa depan,” ujarnya. Sehingga, lanjutnya ketika melepas keberangkatan rombongan,hasilpembinaandiharapkan nantinya adalah pola pikir, sikap, dan perilaku generasi mudah tetap berakar pada nilai budaya
dan kepribadian bangsa dengan nilaiwawasankebangsaansebagai acuan tingkah laku dan penilaian prilaku. Selasa (29 Juni/2010) lalu, rombongan yang dipimpin oleh Aldan,S.pd dan Aprilda Tanjung, S.pd besrta 8 guru dan 25 siswa disambut oleh kepala sekolah SMKTeloi Kanan, Nooriah Bahari
beserta guru-guru dan siswasiswi disekolah tersebut. SMK Teloi Kanan selain merupakan sekolah yang unggul dan favorit juga tidak kalah hebatnya dengan kebersihan maupun wawasan lingkungan di Negeri Kedah, Malaysia. Adlan, Spd menyatakan pendidikan yang tepat dan efektif
akan melahirkan anak-anak bangsa yang cerdas, bermoral, memiliki etos kerja dan inovasi yang tinggi. “Kita mengakui negara-negara yang telah berhasil mencapai kemajuan bangsa dan menguasai teknologi-peradaban mengawali kesuksesannya dengan memberi perhatian yang besar terhadap sector pendidikan nasionanya,” ujarnya. “Tentunya dengan melihat sekolah tersebut kita berupaya juga akan menerapkannya di SMPN 1 Medan ini. Karena dengan mendapat dukungan penuh dan secara terus menerus sistemnya diperbaiki akan menghasilkan sesuatu yang maksimal pula,” lanjutnya. Sebelumnya, lanjutnya, kegiatan ini adalah untuk menyamakan visi dan misi dalam meningkatkan rasa persatuan dan kesatuandidalamhalmenumbuh kembangkan pendidikan maupun berwawasan lingkungan di sekolah. “Kita berharap, para siswa yang ikut rombongan juga dapat mensosialisasikannya kepada teman-temannyaselaindaripada tenaga pendidik yang ikut tersebut. Hal ini akan mempercepat gerakan-gerakan bersih dan berwawasan lingkungan di sekolah,” lanjutnya kembali. ** Hamzah
Siswa YPSA Kembali Dari Summer Camp Di Amerika
Waspada/Ist
8 Siswa YPSA foto bersama pelajar Indonesia di Amerika Serikat saat mengikuti program summer camp di Negara tersebut.
DELAPAN siswa YP. Shafiyyatul Amaliyyah kembali dari program Summer Camp yang mereka ikuti sejak 24 Juni hingga 14 Juli 2010 di Amerika Serikat. Kegiatan rutin ini diikuti siswa setiaptahunnyasebagaisalahsatu program YPSA untuk membentuk siswa yang berwawasan internasional. Menurut Koordinator Rombongan Arizy Fariza Raz yang juga Pembina MUDA YPSA kepada wartawan, Jumat (23/7) mengatakan, kegiatan ini merupakan program yang sangat baik sekali diberikankepadasiswayangingin melanjutkan pendidikannya ke luar negeri untuk jenjang yang lebih tinggi agar mereka lebih terbuka dalam memilih jurusan yang dikehendakinya. Kedelapan siswa itu, Rizky Azizil Zabar Lubis, T. Raja Fauzan Fahlevi, Aditya Dermawan, Fara
SEMINGGU sudah aku aktif belajar di sekolah setelah mengikuti Masa Orientasi Sekolah (MOS). Sepertinya masa perkenalan antar siswa sempurna juga. Kenal dengan teman sekelas dengan berbagai karakter. Banyak yang lugu dan baik hati, tapi tidak sedikit yang lumayan bandel dan bawel. Maklum hampir 300 siswa baru di sekolah ini. Cukup untuk kelompok kompetisi heboh antar kelas. Belum pukul 12 siang, saat kami harus bubar dari kelas dan dibolehkan pulang karena guru ada rapat dengan komite sekolah. Ini memang kebiasaan di tahun ajaran baru, seperti saat aku SMP dulu. Tapi lumayan juga, aku bisa pulang lebih awal, cepat sampai di rumah dan makan dengan kenyang. Hampir seminggu ini, Mami tidak memberiku uang jajan, sebagai bentuk hukuman untukku yang lalai melaksanakan puasabulanrajabbeberapaminggu lalu. Mami memang begitu, selalu konsekwen untuk melaksanakan ibadah sunnah. Merasa bersalah, aku menerima hukuman dan Mami. Tidak ada uang jajan dan tidak boleh main game serta internet di rumah selama 1 minggu. Sambil menata tas, aku melihat sebuah seruling kecil warna kuning.Yach, pasti seruling peserta MOS, tapi siapa ? Sepertinya tidak ada yang merasakehilangan.Mungkinbagi mereka, seruling ini memang tidak diperlukan lagi, karena MOS sudah berakhir. Tapi bagiku enggak,serulinginipunyamakna, meskipun aku tidak pandai memainkannya. Akhirnya, seruling itu aku pungut dan kumasukkan dalam tas. Magrib belum datang, ketika akudananak-anakremajamasjid nongkrong di tembok komplek Perumahan Kemuning. Banyak sekali sajian cerita yang kami terakan di sore itu hingga satu dua orang tertawa lebar. Ada yang sengaja membuat cerita lucu, sehingga suasana semakin riuh
Seruling MOS Yang Tertinggal Oleh Anum Saskia saja. Iseng, aku menunjukkan seruling yang kudapatkan di sekolah tadi. Semua yang ada di tempatitusepertinyatidakperduli juga. Tidak ada respon, membuatku kikuk juga lalu menyimpan seruling itu kembali. Pertemuan kami bubar saat azan magrib menggema. Semuanya berjalan menuju masjid dan shalat berjamaah. Sebelum mengulang pelajaran malam itu, aku kembali mengeluarkan serulingbambuyangkudapatkan di kelas. Aku mengingat dengan seksama, siapa si yang punya seruling ini. Kutaruh seruling itu di meja dan kupandang lekatlekat. Aduh, aku jadi merasa aneh, mengapasikapkubegini.Seruling bikin repot, besok aku ingin tahu siapa yang punya. Lama kupandang seruling ini dan aku berharap yang punya adalah cowok yang ganteng, pintar dan ramah. Ya, ampun apa hubungannya? “Zetia,tiduryang,dahmalem.
Besok telat, katanya piket kelas lebih awal datang. Ayo bobok,” ucapMami dariruangtamuyang tengahasikmainfacebookan.Aku tidak menjawab dan langsung merebahkan tubuhku di ranjang. Malam mulai larut, tapi aku tetap gelisah, kepikiran lagi tentang serulingitudankepadasiapaakan kukembalikan. Aku berharap saat seruling itu kukembalikan pada si empunya, dia lalu naksir denganku. Sekarang sudah esema, tentu boleh pacaran sama teman sekolah. Yang penting jangan melakukan hal-hal buruk, misalkan pergi berduaan sampai larut malam, kalo pulang dikejar anjing pak Menzi orang Jepang yang punya ladang satu hektare dekat rumah. Jangan janji sehidup semati, karena belum cukup umur untuk menikah. Alah.....angan-anganku adaadasaja.Tapiakuberharapbegitu, ketemu dan pacaran. Kalo sesuai kreteria. Kalo enggak ya mundur
Shamara,TengkuAnisaOktaviana, M. Razaqa Prawiranegara, Putri Roni Rahmat Pohan. Kegiatan inti Summer Camp iniadalahkunjungankebeberapa sekolah dan Universitas di Amerika antara lain: Harvard University, Columbia University, Massasuchets Institute ofTechnology, Brethel University, University of Southern California, New York University, George Town University, University of Minnesota dan American University. Dijelaskan Arizy,program ini sekaligus menambah wawasan dan pengalaman para siswa, di mana YPSA akan selalu memfasilitasi dan menjembatani bagi siswa yang ingin mengupgrade pengetahuan internasionalnya. Apalagi,berangkatnya8siswa mengikuti program summer Camp ini merupakan keinginan dan tekad yang kuat dari YP
Shafiyyatul Amaliyyah untuk membentuk “Golden Generation”. Nah, upaya untuk menuju cita-cita yang mulia itu salah satu terobosan yang dilakukan melaksanakan program Summer Camp di Amerika Serikat bekerjasama dengan pihak Konsulat Amerika Serikat untuk Sumatera. Di samping itu, kita juga melibatkan beberapa personil guru, siswa dan orangtua. Seorang siswa Razaqa Prawiranagara, kelas VIII Lower Secondary mengatakan, kegiatan ini sangat menyenangkan dan memberikan banyak manfaat dan wawasan dunia luar. Ini juga menjadi referensi bagi saya untuk melanjutkankejenjangyanglebih tinggi nantinya. “Diharapkan dengankegiataninidapatmenjadi motivasi siswa-siswi Indonesia dan Sumatera Utara khususnya siswa-siswiYPSA,” katanya. (m43)
teratur seperti bebek baris mau pulang kandang sore hari. “Alah, mungkin yang punya udah lupa atau enggak perduli lagi. Buang saja ke tong sampah susah amat,” kataTenyaka teman karibku saat kuceritakan perasaanku tentang hadirnya seruling itu sampai rela jadi cewek yang ramah. “Gak boleh, aku justru penasaran dan harus mendapatkan pemiliknya, “ kataku penuh semangat.Tenyaka tetap berkeras hati akan membuang seruling itu. Menurutnya benda itu bikin aku mendadak ramah. Banyak bertanya ke sana-kemari sama siswa baru demi mengetahui pemilik seruling ini. Padahal menurutTenya,akuadalahcewek yang dingin dan diam, seperti kayu kerendam air es. Gak mau ngambang, tapi ngumpet dibawah air karena terlalu berat bobotnya. Kata Tenya aku juga banyak lupa, linglung dan malas mengerjakan PR di rumah. Sehingga datang kesekolah lebih awal dan minta contekan samaTenyaka. Meski menurutku itumengada-ngada,sebagianada benarnya juga. Buktinya aku bisa nanya Tenyaka sampai tiga kali siapa nama guru bahasa inggeris kami yang mengajar siang tadi. Aku juga jadi sosok yang ramah dadakan karena seruling itu.Yach, temenku ini banyak benarnya. “Sampai kapan se, mau nanya-nanya pemilik seruling itu. Ini sudah hari keenam, kamu terus mencari pemilik seruling itu? Sudahlah aku capek nemani kamu terus untuk mendapatkan pemilik seruling ini. Lebih baik buang saja ke laut,”kataTenyaka. “Apa kita harus ke Pantai Cermin? Jawabku bego. “Boleh tapinya naek angkot, jadi terpaksa nginap karena tidak ada angkot ke Medan lagi pada hari yang sama. Makin bego aja, buang di tong sampah. Klek, selesai,” tukas Tenyaka sambil cemberut. Akhirnya aku pasrah saat Tenyaka mengambil seruling itu dan membuangnya ke tong sampah di depan sekolah. Meski aku tidak rela, tokh tidak bisa melarangnya. Hatiku sedih, karena belum sempat bertemu dengan siempunya. Seperti biasa, sebelum magrib anak-anak remaja Kompleks Kemuning bermain di pos ronda.
Akupun duduk di sana. Aku melihat tukang sampah lewat, dalam bak sampahnya seruling kuning menggantung. Aku terperajat dan memberanikan diri memintanya. Tukang sampah itu memberikannya. Aku merasa lega. Esoknya aku datang kesekolah lebih awal. Seruling aku pamerkanditasrangselku.Sambil sedikit ramah dan berbincang dengan teman baru di halaman sekolah, aku terus meletakkan rangselku di pundak. Saat aku akan berbalik menuju kelas, seseorang memamggilku. “Maaf, boleh bertanya? Kata seorang cowok didepanku. “Boleh,”kataku gugup karena orang ini ganteng dan sangat rapi berpakaian.Rambut dan kacamatanya seperti Afgan, kakinya lurus seperti Giring-Nidji. Ya, ampun klop sekali. Apa gerangan, apakah karena aku sedikit cantik hari ini, karena kemarin dilulurin sama Mami, pertanda hukumanku selesai. Ya, ampun......Aku terdiam dan melongo. “Apakah Anda yang menemukan seruling ini? Boleh tau nama dan kelas berapa? Kapan seruling ini dikembalikan sama orang yang punya? Katanya lirih tanpa koma, seperti komandan baris berbaris saat MOS kemarin. “Namaku Zetta, kelas 10 enam. Sudah seminggu ini aku mencariyangpunyaseruling.Tapi tidak bertemu, kalau mau ambil saja. Ne,” jawabku malas. “Alhamdulillah, yang nemukan cewek. Kalau cowok matilah aku,” katanya lagi. “Memang kenapa? “Buka ujung serulingnya dan ambil kertas di dalamnya,” ucapnya lagi. Lalu aku membuka seruling itu, pelan-pelan ada kertas. Namaku Androza Deltano. Cowok yang sedang mencari pacar.Yang menemukan seruling inilah orang yang pantas jadi pacarku, karena dia sudah menghargai benda kecil kesayanganku, pasti orang ini akan menghargai miliku yang lebih berharga lagi, misalnya ayah-ibuku dan enam orang adikku Dijamin aku suka yangpentingdiamengembalikan serulingku. “Ha? Teriakku sambil meninggalkanya di gerbang sekolah. Sebagai pertanda doaku dikabulkan Allah SWT.
Waspada/dede
Peserta Fortasi SMP Muhammadiyah 1 Medan saat mengikuti latihan PBB bersama anggota TNI.
Siswa Baru SMP Muhammadiyah 1 Ikuti Fortasi BERANGKAT dari visinya membentuk pelajar muslim yang berilmu, berakhlak mulia dan terampil dalam mengembangkan potensi diri, selalu kreatif dan peka terhadap lingkungan sosialnya, sebanyak 258 siswa/i baru SMP Muhammadiyah 1 Medan mengikuti Forum Ta’aruf dan Orientasi Siswa (Fortasi) sejak RabuSabtu (14-17/7) di sekolahnya. KepalaSMPMuhammadiyah1MedanPaiman Sumardi, SPd, mengatakan, Fortasi bagi siswa Muhammadiyah merupakan rangkaian kegiatan yang terprogram secara sistemik untuk menumbuhkembangkan minat, bakat dan potensi siswa dalam rangka pengenalan terhadap dunia pendidikan dan sekolah. Akhirnya dapat meningkatkan prestasi di bidang akademik dan non akademik, serta berakhlak mulia. Di samping itu, Fortasi ini juga sebagai langkah awalmengenallebihdalamSMPMuhammadiyah 1 untuk bisa mengikuti proses belajar dan mengajar di sekolah.Yang kita harapkan setelah melewati proses Fortasi ini siswa bersikap kritis, memiliki kepekaan sosial, mampu berkarya secara kreatif, serta terlibat dalam segala aktivitas yang ada di sekolah dan saling mengasihi. Sementara PKS IV Bidang Kemuhammadiyahan Rafdinal, MAP didampingiWakasek I Drs. Fadillah,Wakasek II Elfriana Nasution, SPd
danWakasek III Rabiatul Adawiyah, SPd menyatakan, tujuan dari kegiatan ini adalah terciptanya pelajar muslim yang memilik minat dan kemampuan untuk mengembangkan potensi diri serta kesadaran untuk selalu kreatif dan peka terhadap lingkungan sosial yang dilandasi oleh semangat keberagaman guna membantu mengorientasikan proses pendidikannya di SMP Muhammadiyah 1. Disebutkan, untuk pembekalannya disiapkan berbagai materi bagi siswa . Yakni, orientasi dan tata tertib, personal introduction, Kemuhammadiyahan,kepemimpinan,keorganisasian,senandung, ke-IPM-an, belajar efektif, dasar-dasar Islam (akhlak), tata praktis siswa beribadah (ibadah praktis), psikologi remaja, PBB yang langsung dilatih oleh aparat TNI, mengenal sekolah dan ekstrakurikuler, keirmawatian, retorika, berikut dengn pendalaman materinya. “Secara umum untuk pelaksanaan Fortasi ini dibimbing oleh instruktur dari Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM) Cabang Medan Kota dan Cabang SMP Muhammadiyah 1 yang dikelola oleh 45 pengelola (termasuk di dalamnya tim pemandu, tim eksekusi dan pendamping kelompok). Kemudian untuk memperlancar kegiatan dibantu lagi dengan 15 orang pantia pelaksana,” terang Rafdinal. ** m43
SMP Unggulan Muh 03 Tj. Sari Diminati SEJAK dibukanya kelas unggulan/plus di SMP Muhammadiyah 03 Tanjungsari, ternyata tidak menyurutkan minat siswa untuk terus berkompetisi di dalam kelas unggulan tersebut. Terbukti, sejak dibuka kelas full day school itu pada tahun TA 2010-2011sudah terisi tiga kelas siswa unggulan. Menurut Kepala SMP Muhammadiyah 03 HasnanTanjungsari, SAg, Rabu (21/7), siswa yang masuk kelas unggulan pada tahun ini cukup mengagetkan, padahal kami hanya menargetkan hanya satu kelas dan ternyata sungguh di luar dugaan dan sejarah baru bagi sekolah bahwa siswanya bisa mencapai 3 kelas. Program unggulan yang kita tawarkan kepada siswa melalui kelas plus ini meliputi 6 pelajaran yang kita berikan sudah billingual, yakni Matematika, Biologi, Fisika, Kimia, Ekonomi, Geografi. Selain itu, siswa selama setahun kita harapkan sudah menguasai Bahasa Inggris, karena dalam
satu minggu telah disiapkan 8 jam khusus untuk pelajaran B. Inggris. Dijelaskan Hasnan lagi, untuk memasuki kelas unggulan ini tidaklah gampang, siswa harus mengikuti sederetan tes kemampuan, baik itu test membaca Al Quran, Matematika, B. Inggris, B. Indonesia, Biologi dan Fisika. “Kita sangat bersyukur sekali, walaupun dibuat test akademik, ternyata resepon siswa sangat tinggi sekali untuk masuk ke kelas unggulan ini,” terangnya lagi. Apalagi, kata Hasnan, untuk di lingkungan Muhammadiyah, SMP Muhammadiyah 03 Tanjungsari merupakan sekolah kedua membuka kelas unggulan/plus bagi siswa/inya, setelah SMP Muhammadiyah 1 di Jalan Demak. Untuk itu, HasnanmengucapkanterimakasihkepadaMajelis Dikdasmen dan PCM Tj. Sari, dewan guru dan orangtua siswa yang telah mendukung dibukanya kelas unggulan/plus full day school ini. (m43)
186 Pelajar Berprestasi Terima Beasiswa SEBAGAI upaya dalam mengembangkan potensi sumber daya manusia (SDM) Jamsostek melalui peduli pendidikan memberikan bantuan beasiswa kepada siswa-siswi kota Medan yang berprestasi dan kurang mampu. Sebanyak 186 pelajar dan mahasiswa semua tingkatan yang kurang mampu tapi berprestasi di sekolahnya dengan jumlah sebesar Rp 363.600.000 yang digelar di Aula PT Jamsostek (Persero) Kanwil I Jalan Kapten Pattimura No 334 Medan, kemarin yang diserahkan langsung Kepala Cabang PT Jamsostek (Persero) Drs Pengarapen Sinulingga MM. “Bea bantuan belajar dilakukan guna untuk meningkatkan prestasi siswa yang tidak mampu namun berprestasi agar lebih giat lagi dan sangat disayangkan bila tidak bisa melanjutkan sekolah hanya karena alasan ekonomi,” ujarnya. Kepada para pelajar,lanjutnya,diminta untuk meningkatkan prestasi belajarnya dan dipertahankan di masa yang akan datang.
Waspada/Hamzah
Kacab Medan PT Jamsostek, Pangarapen Sinulingga ketika memberikan beasiswa terhadap pelajar yang berprestasi.
“Kegiatan ini merupakan corporate sosial responsibility (CSR) kita dimana keuntungan dari PT Jamsostek terhadap peserta maupun lingkungan baik berupa beasiswa, pengobatan gratis, dan lainnya,” ujarnya kembali. Acara dihadiri staf PT Bank Sumut dan sejumlah pejabat jamsostek seperti Kepala Bidang Pemasaran Sofyan Siregar, Kepala Bidang Program Khusus Yosef Rizal,Kepala
Bidang KeunganYuniman Lubis,Tunggul RM Sitorus, Erni Yerita, Asipola Manalu, Budi Pramono dan lainnya. Dalam hal itu, Pangarapen Sinulingga melanjutkan, pihaknya akan selalu berinovasi dan terus memperbaiki diri sehingga kehadirannya dapat benar benar memberikan manfaat bagi peserta dan lingkungan sekitar. ** Hamzah
Telkomsel Bantu Sarana Perpustakaan & Internet SMP Negeri 8 TELKOMSEL memberi bantuan berupa sarana perpustakaan kepada SMP Negeri 8 Medan sebagai wujud kepedulian Telkomsel terhadap dunia pendidikan dan merupakan bagian dari program Corporate Social ResponsibilityTelkomsel pada bidang Pendidikan berbasis teknologi informasi. Wujud bantuan diberikan Telkomsel berupa tiga Unit Komputer dan Wifi Router sebagai koneksi internet dengan menggunakan Telkomsel FLASH, akan dimaksimalkan sebagai sarana internet sekolah SMP Negeri 8 Medan. Hadi Sucipto – Manager Corporate Communications Area Sumatera saat penyerahan Jumat (23/7) diterima pimpinan SMP Negeri 8 Medan Drs Munawir Zein Pulungan menyebutkan,saat ini Telkomsel lebih memfokuskan bantuannya pada bidang Pendidikan, terutama penyediaan sarana internet sekolah, semoga melalui sarana ini para siswa dapat memanfaatkan internet sebagai wadah positif untuk menambah pengetahuan melalui akses internet yang cepat. Bantuan sarana internet sekolah kali ini semakin melengkapi program CSR bidang Pendidikan berbasis teknologi infromasi, digelar Telkomsel sepanjang tahun 2010 di Regional Sumbagut, dimana sebelumnya telah dilakukan juga pemberian sarana
Hadi Sucipto – Manager Corporate Communications Area Sumatera (kiri) bersama pimpinan SMP Negeri 8 Medan Drs Munawir Zein Pulungan menyaksikan siswa melakukan demo pengguna internet internet sekolah di Propinsi Aceh, dan Pematang Siantar pada bulan Maret 2010 dan sebelumnya Telkomsel juga telah memberikan Pelatihan Teknologi Informasi untuk guru dan sarana aplikasi pendidikan berbasis TI untuk sekolah. Hadi Sucipto mengungkapkan, bantuan ini merupakan komitmen kepedulian Telkomsel pada dunia pendidikan,
sekaligus merupakan wujud nyata jiwa dan semangat Telkomsel dalam meningkatkan kualitas pendidikan dengan memberikan kemanfaatan lebih, tidak sekedar hanya dalam core bisnis telekomunikasi saja, tapi juga berusaha menebar kemanfaatan bagi masyarakat dan lingkungan khususnya pendidikan. (m09)
Pariwisata
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Homestay di Sungai Itek, Perak, terbuat dari kayu
B11
Jalan tol yang mulus menuju homestay
Menikmati Homestay Di Perak ADA banyak cara untuk melepas kepenatan selama beraktivitas. Salah satunya melakukan refreshing atau berwisata bersama keluarga. Namun harus diingat berwisata ke lokasi yang menarik tetapi tidak alami tidak menjamin dapat menghilangkan kepenatan. Tidak selalu pula lokasi wisata yang menarik dikunjungi dapat meninggalkan kesan mendalam. Tidak ada salahnya mulailah memilih tempat wisata yang natural, seperti homestay (menginap di rumah penduduk) agar kita dapat menyatu dengan alam perkampungan yang pure dan masyarakat yang sopan dan ramah. Pilihan itu ada baiknya untuk mengubah cara berwisata selama ini yang terkesan wah. Mulailah berwisata jauh dari
hingar-bingar kehidupan kota, gedung-gedung pencakar langit dan mal yang semuanya hanya menggoda untuk shopping melulu. Hal positif lainnya dari wisata homestay dapat merampingkan anggaran bepergian, terutama biaya menginap di hotel berbintang dan perjalanan. Jika Anda menggemari wisata homestay bisa berkunjung ke Malaysia. Homestay menyebar di 14 negeri bagian jiran itu. Perjalanan ke sana hanya membutuhkan waktu 45 menit dari Medan ke Penang dan 55 menit dari Medan-Kuala Lumpur. Singkatnya perjalanan udara juga dirasakan dari Medan ke beberapa bandara di negeri bagian Malaysia seperti Ipoh ibukota Perak yang kotanya mirip sekali dengan Medan,
begitu juga Penang. Selain jarak tempuh yang begitu dekat dibanding ke ibukota Jakarta yang menelan waktu hampir dua jam, tarif menginap di homestay tidak terlalu dalam merogoh kocek. Pemilik homestay menetapkan tarif menginap mulai dari RM70 per satu malam/kamar termasuk makan untuk dua orang. Wisata homestay juga memanjakan pelancong untuk antar jemput ke bandara atau berkeliling desa ke kota. Paling tidak untuk menginap, makan dan berbagai aktivitas hingga mengikis kepenatan sampai lelah dengan berbagai kesenangan selama dua hari satu malam, tidak sampai merogoh kocek lebih dari RM 150.00 per orang.
Makan bersama dengan pemilik homestay
Meski homestay terletak di pinggiran-pinggiran kota bagian Malaysia dan jarak tempuh ke lokasi satu sampai dua jam terutama dari Kuala Lumpur menggunakan bus atau mobil jemputan, pelancong tetap dimanjakan dengan infrastruktur jalan tol hight way dan sub way (jalan biasa) yang mulus. Begitu juga jalan arteleri memasuki perkampungan homestay tidak ada yang ‘keriting’ atau berlubang, sehingga pelancong merasa nyaman. Tiba di lokasi homestay, pelancong disambut dan disuguhi berbagai kegiatan ala perkampungan seperti bagaimana mengelola karet, kelapa sawit, kopi, bertani, mengembangkan hewan ternak, cara membuat panganan dan kerajinan tangan dengan suasana alam desa yang sejuk dan jauh dari polusi udara. Semua itu telah dinikmati wisatawan dari Asia, Eropa dan Timur Tengah. Rumah kayu Waspada menikmati wisata homestay itu di beberapa kampung di Perak seperti di Klah (Felda Sungai Klah). Kemudian dilanjutkan ke Homestay Gopeng meliputi Kampung Jelintuh, Sungai Itek dan Pintu Padang. Perjalanan ke perkampungan ini dari Kuala Lumpur sekitar 200 km atau sekitar dua jam. Memang, potensi perkampungan homestay di negeri jiran itu cukup beraneka ragam. Di balik alam desa yang sejuk diwarnai dengan hamparan sawah dan rimbunnya pohon buah-buahan yang menemani kita selama melancong, para tamu juga ditawari penginapan berupa rumah panggung yang asri. Kita juga dapat menikmati berbagai panenan buah-buahan seperti rambutan,duriandanmanggisdisana. Di Sungai Klah terdapat pemandian air panas (hot spring) yang sungguh menakjubkan. Di sana ada pula villa yang tidak pernah sepi dari wisatawan terutama asal Jepang. “Sangking padatnya wisatawan yang berkunjung ke homestay dan hot spring, tempat itu harus dibooking satu atau tiga bulan sebelumnya. Kalau tidak, bisa pulang dengan ke-
cewa,” jelas Ketua Peneroka/Timbalan Pengerusi Felda Sungai Klah Said Bin Nafiah kepada Waspada. Masing-masing rumah menyediakan satu sampai tiga kamar penginapan. Bahkan sebagian rumah dilengkapi mesin pendingin (AC) untuk memanjakan pelancong. Luas kamar tempat menginap berukuran variasi 4 x 5 atau 5 x 5 meter persegi. Di perkampungan homestay disediakan ruang terbuka dan gedung untuk aktivitas olahraga, pertemuanpertemuan, masjid serta informasi pelancongan yang dilengkapi internet. Di Sungai Klah sebagai daerah Felda, yakni suatu lahan yang dibagikan gratis kepada masyarakat oleh Kerajaan Malaysia, terhampar tanaman karet, sawit dan buah-buahan. Potensi itu dimanfaatkan oleh pemilik homestay sebagai bahan kegiatan bagi pengunjung selama menginap. Banyak lagi keasyikan alam desa yang bisa dinikmati dan dibawa pulang. Tidak habis di situ, keramahan masyarakat menyambut kedatangan pelancong mengalahkan pelayan hotel. Seolah-olah kita pulang kampung dan sepuasnya menikmati suasana kesejukan alam dan aneka hayati. Bagaimana tidak, konsep wisata homestay yang dikembangkan oleh Kementerian Pelancongan Malaysia sejak 2006 itu menjadikan pelancong sebagai anak angkat oleh pemilik rumah. Apa yang dinikmati oleh pemilik rumah, itulah yang menjadi santapan pelancong selama berlibur. Berbagai kuliner yang disuguhkan khas daerah setempat, seperti “kelamai” mirip lemang menjadi panganan khas di Homestay Gopeng, Negeri Bagian Perak. Panganan yang dimasak pakai bambu yang terbuat dari pulut dan gula aren itu tidak pernah dapat kita mencicipinya jika kita menginap di hotel. Jarak dari homestay di Perak juga dekat dengan berbagai rumah sakit, perniagaan dan objek wisata lainnya. Menurut Noradidah Mokhtar,
ketua Homestay Perak, di negeri bagian ini terdapat 231 rumah dan 308 kamar menginap untuk wisata homestay. Rumah-rumah itu asli dihuni masyarakat yang oleh Kerajaan Malaysia direnovasi dan diberi fasilitas isi rumah secara gratis. Jika dinilai dengan mata uang Malaysia, bantuan yang diberikan pemerintah berkisar RM 2.000 sampai RM 3.000 atau sekitar Rp4-6 juta per satu rumah. Ini dilakukan sejak tahun 2006 sampai sekarang. Penunjukan rumah yang dijadikan homestay melalui seleksi dan diberi stiker. “Pihak pelancongan tetap mengawasi dan memberikan pelatihan kepada pemilik homestay,” ujarnya. Wisata ini selain memberikan kepuasan tersendiri bagi pelancong juga memberi keuntungan bagi masyarakat perkampungan. ekonomi rakyat meningkat dan perkampungan homestay berkembang pesat. Masyarakat tidak lagi dihantui dengan keterpencilan dan suramnya pembangunan desa. Karena secara otomatis pihak kerajaan yang memperoleh devisa dari wisatawan homestay tidak pernah berhenti membenahi jalan dan menata perkampungan yang ada di seluruh negeri bagian Malaysia. Indonesia pasar potensial Karena wisata ini begitu mempesona mendatangkan devisa, menurut Presiden Homestay Malaysia H Sahariman, Kerajaan Malaysia pun menggalakkan promosi wisata perkampungan ini ke mancanegara termasuk Indonesia, negeri serumpunnya. Sejak wisata ini digalakkan tahun 2006 sampai sekarang, selain Indonesia, pelancong dari Korea, Jepang, Singapura, Uzbekistan, Iran, Arab Saudi dan India terus menikmati wisata ini pada hari-hari libur dan hari biasa untuk menikmati produk wisata lainnya, seperti medical tourism dan college tourism. Tak heran dari tahun ke tahun pula, pengunjungnya terus bertambah, baik dari luar negeri dan domestik. Menteri Pelancongan Malaysia Dato Seri Dr NgYenYen dalam perte-
muan “Mega Familiarisation Trip Familiar Pasaran Indonesia-Homestay Malaysia” yang dihadiri 64 peserta dari Indonesia terdiri dari badan/asosiasi/media dan travel di Kuala Lumpur, mengatakan, jumlah pelancong homestay hingga Desember 2009 mencapai 161.561 pengunjung dari seluruh negara merangkumi 141 homestay dan 4.414 kamar yang tersedia di 14 negeri bagian Malaysia. Dari 161.561 pengunjung yang menginap terdiri dari pelancong domestik 130.038 orang atau 80 persen dan pelancong luar negeri 31.523 orang atau 20 persen. Pendapat negara yang diraup dari program wisata ini sebesar RM 10, 920 juta atau sekitar Rp28 miliar (tahun 2009) terus meningkat dari tahun 2008 sebesar RM 6,3 juta atau sekitar Rp17 miliar. Kementerian Pelancongan menargetkan Indonesia menjadi pasar potensial untuk wisata ini, karena jarak Indonesia terutama Medan-Malaysia sangat dekat. Selain itu, Indonesia dan Malaysia sama-sama memiliki kemiripan bahasa sehingga tidak menyulitkan dalam berkomunikasi. “Apalagi homestay selain wisata, juga meningkatkan silaturahim kedua negara,” ujarnya. Menurut Yen Yen, hingga tahun 2009, sebanyak 2 juta pelancong telah memanfaatkan produk wisata Malaysia, termasuk wisata homestay. Dari 2 juta itu termasuk Indonesia. Bahkan tingginya minat berwisata ke Malaysia, negeri jiran itu akan menambah rute penerbangan untuk melayani para pelancong. Tahun ini Malaysia bertekad akan menyedot 5.000 pelancong dari Indonesia. Kini Malaysia cukup bergembira dengan gegap-gempita industri pariwisatanya saat ini karena perolehan devisa dari wisatawan mancanegara terus bertambah. Kita pun jangan ketinggalan untuk menikmati sepuas-puasnya wisata alam perkampungan itu. Naskah dan Foto by Muhammad Thariq
Gua Tempurung, Menakjubkan PERNAH menginjakkan kaki di Gua Tempurung yang panjangnya 1,3 km? Jika belum, buatlah agenda melancong dari sekarang. Lokasi wisata ini terletak di Gopeng, Perak, salah satu dari 14 negeri bagian Malaysia. Destinasi ini dapat ditempuh dengan penerbangan 55 menit dari Bandara Polonia Medan ke Kuala Lumpur Airport (KLAI). Atau jarak tempuh bisa dipotong lebih cepat menjadi 45 menit jika memilih rute Medan-Penang atau Ipoh Ibukota Perak. Dari KLAI perjalanan dilanjutkan dengan menumpang bus ke lokasi menempuh jarak 181 km atau sekitar satu setengah jam. Jalan tol yang mulus, lurus dan jarang terjadi kemacatan membuat perjalanan tidak membosankan. Apalagi pemandangan kiri kanan jalan tol yang hijau tidak terasa telah mengantarkan kita ke gerbang tujuan. Namun untuk sampai di tempat tujuan perlu sedikit kesabaran karena kita harus‘sambung’ kendaraan guna menempuh jarak 2 km lagi dari jalan utama. Hal ini terjadi jika menggunakan bus umum. Bila mencarter bus atau menggunakan jemputan, tinggal tancap gas saja dan dapat mengistirahatkan mobil dekat ketinggian rangkaian gua yang rimbun dengan pepohonan. Areal parkir
terbentang cukup luas. Pengelola wisata menyediakan empat jenis kunjungan yang didampingi guide dengan beragam tarif masuk mulai dari RM 2.50 sampai RM 22.00. Jenis-jenis kunjungan itu mulai dari datang dan pulang berjalan kaki melalui anak tangga sampai turun melalui alur sungai. Meski Waspada bersama Dina Muharrimah dari sebuah travel di Medan dan Wakil Ketua Badan Promosi Pariwisata Sumut Joe Nasrun didampingi Ketua Homestay Perak Noradidah Mokhtar tidak sampai menjelajah ke dalam puncak gua, destinasi itu cukup menantang dan seketika kepenatan yang membeku sirna. Kita kembali fresh karena hanyut dalam suasana alam dan dilihat dengan mata telanjang. Di sana kita menikmati indahnya gua batu kapur yang dipercayai telah ada sejak 8000 SM. Nama Gua Tempurung diambil dari bentuknya memang seperti tempurung kelapa. Gua tempurung terdiri dari lima kubah besar yang langit-langitnya menyerupai tempurung kelapa dengan setiap kubah mempunyai bentuk stalagmit dan stalaktit yang berbeda sebagai warisan alam. Selain itu, di setiap kubah kita menikmati variasi suhu, permukaan
air dan kandungan batu kapur serta marmer. Di pertengahan gua terdapat satu stalagmit yang berbentuk seperti gergaji. Di dalam gua ini tersembunyi satu ruang kamar dengan berbagai dimensi dan berangkaian, sehingga sistem gua ini antara bukit batu kapur dan marmar. Gua utama di banjaran ini berlingkar di dalam perut Gunung Tempurung sebagai satu terowongan dari timur tembus ke barat sepanjang 1,9 km sebagai gua batu kapur terbesar di Semenanjung Malaysia. Karena gua ini tidak pernah sepi dari pelancong, pemerintah negeri Perak memelihara kawasan gua ini supaya lebih menarik wisatawan. “Fasilitas isi gua seperti lampu dan tangga dibangun oleh pemerintah dengan sistem BOT, setelah lima tahun swasta menyerahkannya kepada pemerintah. Tapi keaslian dalam gua tidak diotak-atik,” kata Noradidah Mokhtar yang juga sebagai guide. Saat ini di dalam gua dilengkapi lampu dan jembatan kayu serta kemudahan lainnya turut disediakan. Untuk menembus puncak dalam gua, kita harus menaiki 272 anak tangga. Tak perlu takut meski agak gelap, pengelola wisata menyediakan lampu-lampu untuk lawatan dan menyinari keadaan asli gua, sehingga
jika kita masuk spontan dapat menghayati keindahan dan menangkap makna kekuasaan Tuhan. Memang menakjubkan. Apalagi bagi mereka yang suka petualangan, acara menyeberangi sungai dalam gua juga diadakan. Gua Tempurung ini juga bagian dari sejarah Malaysia. Gua ini menjadi tempat persembunyian komunis pada tahun 1950 hingga 1960. Semenjak tahun 1970, Gua Tempurung telah dijadikan tambang timah. “Memang cukup menakjubkan. Gua Tempurung benar-benar sebuah destinasi wisata yang dapat menghilang kepenantan, karena kita di dalamnya dapat berbaur dengan alam,” kata Dina Muharrimah, Selasa (6/ 7), yang sedikit menggerutu karena tidak kecapaian menjelajah sampai ke puncak gua itu. Tapi sudahlah, ujar Dina, karena sempitnya waktu pelancongan memenuhi undangan Tourism Malaysia di Medan selama tiga hari, dia bertekad akan mengulangi perjalanannya bersama keluarga. Begitu juga Waspada bersama Joe Nasrun dari Badan Promosi Pariwisata Sumatera yang turut dalam rombongan juga akan mengagendakan kembali perjalanan ke destinasi tersebut. Bahkan saat balik esoknya ke Kuala Lumpur melalui tol jalur
Pintu masuk Gua Tempurung belakang pintu masuk gua, pandangan Nasrun tidak putus-putusnya memandang gua itu meski bus yang ditumpangi telah beranjak jauh dari
gua. “Memang menakjubkan dan berkesan,” ujarnya. Sedangkan Dina menatap sendu dan melambaikan tangan ke arah
gua dari dalam bus dengan me-ngatakan: “Kami akan datang kembali” Naskah dan foto by Muhammad Thariq
Budaya
B10
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Embun Di Daun Kering
Waspada/Khairil Umri Batubara
Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Teater Rumah Mata dan Post Arca 52 ITM mementaskan pertunjukkan teater bertajuk Embun Di Daun Kering di Gedung Utama TBSU, Jl. Perintis Kemerdekaan Medan, Sabtu (17/7).
PPN IV Di Brunei Darussalam
Masih Bibir Umpama Buah Delima? Oleh: Hasan Al Banna KALAU sekadar mempererat hubungan penyair ‘Melayu Serumpun’ antarnegara di Asia Tenggara (Indonesia, Malaysia, Brunei Darussalam, Thailand, Filipina, Kamboja dan Singapura), hajatan Pertemuan Penyair Nusantara IV (PPN IV ) yang berlangsung di Bandar Seri Begawan, Brunei Darussalam, 1618 Juli lalu boleh dikatakan berhasil menunaikannya. Namun, adakah PPN IV berfaedah langsung bagi perkembangan estetika hasil sastra (puisi) negara-negara kawasan Asia Tenggara tersebut? Agaknya harus menempuh jalan yang berliku, licin dan curam. Lantas, harapan untuk memuliakan bahasa (Melayu) melalui sastra masih akan berpusar pada tataran wacana yang keruh. Selama tiga hari kegiatan tersebut berlangsung di Bangunan Persatuan Guru-guru Melayu Brunei, Radio Televisyen Brunei (RTB) dan Kompleks Bangunan Yayasan Sultan Haji Hassanal Bolqiah. PPN IV diikuti lebih dari 100 penyair dari kawasan Asia Tenggara. Indonesia mengirimkan penyair paling banyak, termasuk penulis dan A. Rahim Qahhar (Medan). PPN IV dikawal oleh Asterwani Brunei Darussalam bekerja sama dengan Dewan Bahasa dan Pustaka Brunei Darussalam. Tidak banyak berubah dari kegiatan yang sebelumnya, PPN IV masih diisi dengan acara diskusi sastra, baca puisi dan temu ramah. Kegiatan senapas ini bermula di Medan (Indonesia) dengan tajuk Pesta Penyair Nusantara I, 25-28 Mei 2007. Selanjutnya nyawa kegiatan ditiupkan ke Kediri (Indonesia) dengan membentangkan peristiwa
Pesta Penyair Nusantara II, 29 Juni -3 Juli 2008. Lantas, tahun 2009 lalu, Pertemuan Penyair Nusantara III di Kuala Lumpur (Malaysia), 20-22 November. Namun, sampai pada pelaksanaan PPN IV di Brunei, percakapan yang menukik kepada pendongkrakan kecemerlangan karya masih jauh dari jangkauan angan. Boleh jadi, forum PPN tidak lebih dari ritual reuni belaka. Apa yang diungkapkan Ahmad Suyubbanuddin Alwi (penyair Indonesia) dalam forum diskusi patut direnungkan. Alwi menyarankan agar forum PPN menyediakan ruang yang lapang bagi keberlangsungan apresiasi karya, bukan semata berkutat pada wacana dangkal sekaligus pragmatis: mari mengangkat martabat sastra! Paling tidak, menurut Alwi, forum PPN harus berani mengusung karya-karya penyair yang dinilai mengundang, apalagi mengandung kemilau. Namun bagaimana hendak meninggikan harkat karya, sementara kadar cita-rasa sastra mutakhir senantiasa luput dari sengit perbincangan. Memang, lazimnya, muara dari kegiatan ini tidak boleh membelot jauh dari kisaran: bagaimana caranya agar kualitas karya sastra makin berminyak. Apalagi PPN IV di
Brunei mengelu-elukan nasihat, bahwa penyair tidak boleh mengasingkan diri, bahkan sebaliknya senantiasa bertemu, berbincang dan bertukar pandangan dalam meningkatkan mutu penulisan dan terus berusaha memberikan sumbangan kepada kemajuan bangsa dan negara. Nasihat ini menjadi begitu ‘megah’ jika merujuk kegiatan yang kering dari proses apresiasi hasil karya para penyair. Mutu tulisan adalah kata kunci! Apalagi ketika kerumunan penyair di negara-negara Asia Tenggara sepaham untuk lebih mendekatkan sastra kepada khalayak, khususnya generasi muda. Namun, benturan budaya yang dialami generasi muda, mau tidak mau, telah menerbitkan keinginan-keinginan baru, yang kalau tidak disikapi dengan kedinamisan karya, tentu akan diterlantarkan. Karya yang benderang adalah karya yang senantiasa bergerak, memantul dan bergumul dengan keberlangsungan zaman. Tentu, perjalanan estetika karya tidak boleh statis, atau bahkan merasa mapan pada letak duduk yang itu-itu juga. Sebenarnya, apa yang dipaparkan Prof. Dr. Siti Zainon binti Ismail (Malaysia) dalamTazkirah Puisi (semacam Orasi Puisi) layak disikapi dengan arif. Zainon mengungkapkan bahwa, “sastra menggerakkan manusia untuk berpikir dan seterusnya bertindak ke arah kesempurnaan.” Boleh jadi, pernyataan tersebut mengibaskan isyarat bahwa penyepuh karya (penyair) juga harus setia mengerek hasil ciptanya ke menara kesempurnaan. Ya, kesempurnaan yang tentu menagih pergulatan tiada henti dari para penyair. Bukankah, seperti yang juga dinya-
takan Zainon dalam Tazkirahnya: “manusia diberi akal dan jiwa, ditambah lagi kemauan dan usaha”. Namun, ada hal yang ‘menarik’ pula di sela-sela Tazkirah Puisi Zainon. Beberapa baris pantun kerap dilontarkan Zainon sebagai penyela Tazkirah yang ‘anggun’, tetapi sarat pesan. Bait-bait pantun, mesiu yang melimpah dalam sastra Melayu, mengalir lancar dari mulut Zainon. Namun, mengapa pantun masa ini adalah pantun yang tidak berani berganti gaun? Mengapa, misalnya, pantun yang melukiskan rekah bibir (seperti yang dipaparkan Zainon) masih juga menggunakan metafora “seperti buah delima”? Tiadakkah metafora lain untuk bibir yang merekah sebagai wujud pergulatan dan usaha manusia (penyair) yang berpikir ke menara kesempurnaan. Dalam konteks yang lebih padat, kesempurnaan yang dimaksud adalah akumulasi dari proses penciptaan yang terus-menerus, juga dari kedinamisan zaman yang menggelinding begitu kencang. Ini sekadar analogi liar atau cenderung dicocok-cocokkan, mungkin. Tentu boleh diabaikan siapapun, tetapi layak juga dibiarkan bernyawa dan hidup dalam pikiran yang kritis. Analogi demikian hanya untuk memudahkan penafsiran: betapa penting meninjau ulang geriak estetika karya yang hendak ditetaskan. Bagaimana bahan baku (bahasa Melayu) diolah-dikupas secara tekun, hingga melahirkan karya yang segar dan menyusup diam-diam ke dunia modernlah yang seharusnya gencar dilakukan. Hasan Aspahani, penyair Indonesia, dapatlah didaulat sebagai contoh penyair yang
mampu membangkitkan pendaman kekayaan bahasa Melayu dalam karya-karyanya. Aspahani dinilai banyak pengamat berhasil merevitalisasi pantun, gurindam, dan pernik bahasa Melayu lain ke dalam puisi-puisinya. Jauh sebelumnya, Amir Hamzah dan Chairil Anwar juga dianggap berhasil‘membiakkan’ bahasa Melayu dalam karyakarya keduanya. Abrar Yusra (editor) dalam Amir Hamzah sebagai Manusia dan Penyair (1996:18) mengutip pendapat Anthony H. Johns yang mengatakan bahwa Amir Hamzah adalah penyair yang paling berhasil (finest) yang muncul di dunia Melayu di tahun-tahun sebelum perang dunia, dan yang pertama yang sepenuhnya menggali potensi-potensi Bahasa Indonesia untuk menjadi medium bagi ekspresi puitika modern. Semangat menggali tiada henti sekaligus keinginan melonjakkan derajat bahasa Melayu yang demikian yang seyogianya dianut oleh penyairpenyair kawasan Asia Tenggara (rumpun Melayu). Namun, kalau semangat ini hanya dibiarkan tergeletak pada lantai wacana pragmatis, maka impian agar generasi muda tetap ‘tergiur’ terhadap karya sastra hanya lambai angan-angan. Bukankah salah satu maklumat forum PPN adalah menggiatkan puisi dalam konteks melahirkan generasi yang kreatif dan inovatif? Oleh sebab itu, generasi abad modern membutuhkan sesuatu yang lebih dari sekadar “rekah bibir bak buah delima”. * Penulis adalah sastrawan, staf Balai Bahasa Medan dan dosen luar biasa di FBS (Unimed).
Simeulue Bersenandung Budaya Oleh: Zainal Aka Smong dumek-dumek mo (tsunami air mandimu), Linon uwak-uwakmo (gempa ayunanmu),Elaik keudang-keudang mo (petir gendang-gendangmu), Kilek suluh-suluhmu (halilinar adalah lampumu). Angalinon ne mali (jika gempanya kuat), Oek suruk sauli (disusul air yang surut), Maheya mihawali (segeralah cari tempat), Fano me tenggi (dataran tinggi agar selamat). KEINDAHAN dan pesona alam serta daya pikat budaya dan peninggalan sejarah merupakan anugrah Illahi yang patut disyukuri dan harus tetap dipelihara. Alam yang menyatu dengan kehidupan ini telah memberikan suatuwarnadanmaknatersendiri bagi perjalanan kehidupan manusia. Alam perbukitan dan pegunungan dengan hutan perawan tumbuh subur membentang karena belum tersentuh tangantangan jahil yang memporakporandakan paru-paru dunia. Belum lagi pantai nan telanjang membujur sejauh mata memandang dengan pasir putih diwarnai pohon nyiur melambai-lambai dan dihiasi keindahan pohon cengkeh di kaki bukit nan permai yang mulai berbunga menyebarkan semerbak keharuman. Lautan lepas diperairan Samudra Hindia dibarengi keaneka ragaman budaya dan pening-
galan sejarah membuat bumi Pulau Simeulue semakin mempesona. Agaknya Simeulue yang dahulusenduolehseranganpajar sang gempa dan tsunami atau istilah setempat dengan ‘Smong’ sehinggaporakporanda,kinitidak lagipilu.Perlahanbangkitdanmelangkah dalam meraih hari esoknya yang menjanjikan harapan. Kepulauan Simeulue merupakan sebuah Kabupaten baru mekar di belahan Barat Pulau Sumatera atau berada di sebelah Barat Daya dari Provinsi Aceh. Kabupaten Kepulauan Simeulue dengan ibu kotanya Sinabang merupakan gugus kepulauan yang terdiri dari 41 buah pulau besar dan kecil di sekitarnya. Secara Georafis Kepulauan ini berada pada posisi 2015’- 2055’ Lintang Utara dan 950 40’- 960 30’BujurTimur,membentangdari Barat ke Timur. Kepulauan ini dikelilingi oleh Samudra Hindia berbatasan langsung dengan
perairan Internasional. Simeulue merupakan salah satu Kabupaten termuda di Aceh. Berdasarkan sejarah perkataan Simeulue berasal dari nama seorang wanita cantik yakni Si Melur. Di masa Kesultanan Aceh Darussalam di era pemerintahan Sultan Iskandar Muda dan Sultan Iskandar Tsani pulau Simeulue tidak terlepas dari sejarah kerajaan Aceh itu. Pada abad ke XVI seorang ulama berasal dari kerajaan Pagaruyung Sumatera Barat yang bernama Halilullah akan melaksanakan Ibadah Haji ke Baitullah dengan mengenderai perahu ayar. Ia singgah sejenak di kerajaan Aceh. Setibanya di sanaolehSultanmemintakepada Halilullahmengurungkanniatnya melaksanakanibadahhaji,karena ia diminta Sultan untuk mengislamkan rakyat Pulau Simeulue ketika itu bernama Pulau U. Halilullah sendiri tidak mengetahui arah jalan ke Pulau Simeulu (Pulau U), maka oleh Sultanditunjukklahsalahseorang wanita cantik dayang-dayang Sultan Aceh yang berasal dari kampung kelahirannya Pulau Simeulue untuk mendampingi Halilluah sebagai penunjuk jalan. Karena dayang-dayang ini masih gadis perawan dan untuk tidak mengundang fitnah maka oleh Sultan keduanya dinikahkan sebagai suami Istri.Wanita cantik dayang-dayang ini bernama Si Melur. Setelah menikah keduanyapun berlayar ke pulau Simeu-
lue untuk mengislamkan rakyat setempat. Di Silmeulue ini Habibullah digelar oleh para muridmuridnya dengan Tengku Di Ujung dan dari nama Istrinya Si Melur ini maka Pulau U ini diberi namaSimeulue.Dansejakitupula penduduk Simelue secara 100 persen memeluk Islam. KabupatenSimeuluedengan luas wilayah 198.021 Ha didiami penduduk lebih kurang 80.000 jiwa. Masyarakatnya menggunakan 2 bahasa etnis daerah Simeulue disamping bahasa Indonesia, yaitu Bahasa Lamamek atau Bahasa Sigulai dan Bahasa Devayan. Penduduk asli Simeulue memiliki corak etnis yang unik bila dibanding etnis lainnya di daerah Aceh. Secara umum penduduk Simeulue bermata sipit seperti ras Mongoloid, berkulit kuning. Selain penutur bahasa etnis Lamamek atau Sigulai dan Devayan masih ada lagi bahasa ketiga yang digunakan oleh etnis asli yaitu bahasa Leukon, namun kelompok penutur bahasa Leukon ini semakin berkurang populasinya. Simeulue yang rentan oleh serangan pajar gempa dan tsunami (Smong), tidak meluluhkan semangat masyarakat dan pemerintah Kabupatennya untuk bangkit menggapai hari esoknya yang lebih baik. Disadari memang tanah Simuelue yang hampir berjarak setiap100tahunsekalimengalami gempa yang dahsyat diserta tsunami antara lain tahun 1883 akibat meletusnya gunung
Kerakatau, tahun 1907 Simeulu digoyang gempa dan smong dan terakhir pada Desember 2004 bersamaan dengan goyangnya Aceh dan belakangan Nias. Namun adanya senandung smong yang dituturkan oleh para leluhurnya secara turun temurun sehingga musibah tidak menelan korban yang banyak, hanya beberapa orang. Terakhir dapat kami ungkapkan di sini kalimat yang keramat dari senandung smong dengan bahasa daerah Simeulue di antaranya “smong dumek-dumek mo (tsunami air mandimu), Linon uwakuwakmo (gempa ayunanmu), Elaik keudang-keudang mo (petir gendang-gendangmu), Kilek suluh-suluhmu (halilinar adalah lampumu). Angalinon ne mali (jika gempanya kuat), Oek suruk sauli (disusul air yang surut),Maheya mihawali (segeralah cari tempat), Fano me tenggi (dataran tinggi agar selamat). Inilah barangkali dari fenomena alam yang terjadi, selalu menyentuh bumi Simeulue. Bencana dan musibah tidak pernah mereka undang, namun sesekali ada jua datang, mungkin mereka tiada meradang, karena cobaan Allah tetap mereka jelang. Akhirnya kita berharap dan berdoa agar Simeulue dan masyarakatnya dapat bangkit dan menggapai hari esok yang lebih baik. Insya Allah. * Penulis adalah seniman yang tinggal di Tanjungpura, Langkat.
SABTU malam, 17 Juli bertempat di gedung utama Taman Budaya Sumatera Utara (TBSU) Jl. Perintis Kemerdekaan Medan, digelar sebuah pertunjukan teater yang disutradarai Agus Susilo yang tidak lain adalah mahasiswa Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi “Pembangunan” (STIK-P) Medan. Begitu membaca judul yang terasa agak sedikit puitis, perasaan ingin menonton pun seperti tak terbendung. Naskah yang di tulis Agus Susilo ini adalah naskah‘sure realis’ yang bercerita tentang bumi yang mendekati titik kehancuran dikarenakan pemanasan global. Planet-planet mengalami siklus tak terkendali. Peradaban manusia hancur. Bencana di permukaan bumi tak dapat dihindari dikarenakan panas matahari yang terik mengeringkan permukaan bumi. Bumi jadi kerontang dikarenakan pepohonan kering dan mati tidak mendapatkan air kehidupan. Kehidupan di permukaan bumi cuma menyisakan 11 orang muda yang tak tahu apaapa. Perdaban kembali ke titik nol. Kehidupan di permukaan bumi diteruskan oleh 11 manusia yang tersisa. Mereka berjuang untuk mempertahankan hidup dan keturunan. Tapi begitu diketahui bahwa seluruh lelaki yang tersisa tidak lagi mampu membuahkan keturunan, generasi manusia dikuatirkan akan punah. Halusinasi menyelinap ke benak Embun . Ia berinisiatip membuat patung pangeran dengan harapan satu saat nanti patung itu akan bernafas dan menyelamatkan generasi manusia dari kepunahan. Sayang, sebagai sutradara Agus Susilo sepertinya belum berhasil mengarahkan para pemainnya untuk dapat menghayati peran yang di percayakan kepada para pemain yang ratarata baru kali pertama menginjakkan kaki mereka
ke atas pentas TBSU. Padahal potensi yang ada di dalam diri para pemain cukup kuat bila saja sutradara jeli mengarahkan pemainnya untuk lebih intens menghayati suasana mencekam yang dimunculkan. Suasana yang harusnya mencekam, dikarenakan tempo permainan, irama dan dinamika serta pengucapan yang tak jelas, ditambah lagi dengan ketawa para pemain yang berderai-derai tanpa motivasi yang jelas. Dari penampilan yang berdurasi kurang lebih satu jam itu, jelas terlihat secara keseluruhan para pemain kurang mengenal basic teater. Di pertengahan jalan stamina pemain tampak menurun. Bloking para pemain juga kurang begitu diperhatikan oleh sutradara. Pemain bergerak sesukanya tanpa menyadari fungsi stage yang sebenarnya punya nilai tersendiri di setiap adegan. Tidak adanya penekanan stabilitas, rangkaian dan keseimbangan komposisi pemain di atas panggung itu sama artinya mengabaikan kepuasan penonton secara naluriah. Suasana hati yang harusnya dapat dipantulkan lewat komposisi baru dapat diujutkan pada saat akhir pertunjukan di mana halusinasi Embun yang dipetrankan oleh Maya Sari Nasution dan peran Patung dimainkan oleh Adietya David Alexsanderia yang cukup intens menghayati perannya. Begitu pun, terpenting anak-anak muda yang merupakan mahasiswa STIK-P Medan tergabung dalam ‘Teater Rumah Mata’ dan mahasiswa Institut Teknologi Medan (ITM) dalam wadah Post Arca 52 ini telah berbuat. Pementasan perdana ini memang masih banyak kelemahan di sana sini. Hal ini harus disadari guna meningkatkan kerja yang lebih baik di masa-masa mendatang. * Dawis Rifai Harahap
Sumatera Dan Bayang-bayang Kanibalisme Oleh: Erond L. Damanik SUMATERA menurut William Marsden (seorang Inggris yang bekerja sebagai sekretaris di Benteng Marlborough, Bengkulu) adalah sebuah tempat yang paling sedikit diketahui dari semua tempat di dunia yang dapat dijangkau. Pada 1779, setelah delapan tahun bertugas di Bengkulu, Marsden kembali ke London dan mulai menulis pengamatannya terhadap seluruh aspek pulau Sumatra. Pada waktu memulai menulis karyanya yang terkenal itu, “The History of Sumatra” (terbit tahun 1783), William Marsden mengemukakan pernyataanya tentang identitas Pulau Sumatra. Marsden menulis: “banyak penulis mendeskripsikan identitas Pulau Sumatera dalam berbagai karangan dan kisah mereka. Akan tetapi pendeskripsian mereka yang hanya melalui kata-kata itu belum mampu melukiskan identitas Pulau Sumatera. Pendeskripsian itu tidak dapat menunjukkan betapa kaya dan magisnya Pulau Sumatera kepada khalayak umum”. Salah satu keunggulan buku tersebut adalah sebagian besar isinya didasarkan pada pengamatan cermat Marsden. Sedangkan selebihnya merupakanb pendapat umum dari pegawai berpengaruh di East India Company (EIC) tempat Marsden bekerja. Pengamatan itu tampak pada pengetahuannya yang luas terhadap bahasa, gagasan, adat istiadat, geografi, botani dan zoologi Pulau Sumatra. Darimanakah asal usul nama Sumatera? Dalam sumber-sumber klasik, terutama dari pedagang-pedagang India, ditemukan bahwa nama Sumatera disebut sebagai Swarnabhumi atau Swarnadwipa yang berarti negeri emas. Hal ini dikarenakan oleh komoditas emas yang sangat banyak ditemukan di daerah Sumatra. Paling tidak hal ini dapat dilihat dari Surat Sultan Iskandar Muda tahun 1024 H (1612 M), dibawah ini: “Sri Sultan Perkasa Alam Johan berdaulat raja yang mengampukan perbendaharaan daripada seni mas dan seni perak dan daripada galian mas yang dalam negeri Priaman pada gunung negeri Salida yang berpayung mas bertimbalan yang beratnya beratus kati, yang berpeterana mas yang berchiu mas, raja yang mengampukan kuda yang berpelana emas, yang berumbai-rumbaikan mas dan beratnya beratus kati, yang bersekang mas permata”. Hingga abad-17, menurut Anthony Reid (1992) daerah Minangkabau di Sumatera bagian tengah merupakan daerah yang paling kaya akan emas di seluruh kawasan itu pada zaman Kerajaan Sriwijaya. Emas ditapis dari pasir sungai-sungai di sebelah timur dan tambang di bukit-bukit Minangkabau dan menurut Marsden (1783), terdapat sekitar 1.200 tambang emas di Minangkabau. Kejatuhan Malaka ke Portugis pada 1511 dan perluasan Aceh hingga pantai Barat Sumatra, menyebabkan sebagian besar emas Minangkabau dibawa ke Aceh melalui pelabuhan Tiku dan Pariaman. Hal ini memberikan kekayaan luar biasa bagi Iskandar Muda, yang menurut Beaulieau (1666) memiliki seratus bahar emas. Emas-emas itu di ekspor ke luar Sumatera untuk membeli pakaian dari India (Beaulieau, 1666) Bayang-bayang Kanibalisme Dari sumber-sumber asing, baik dari Tiongkok, Arab dan Eropa, terdapat kisah Anthropopagis (memakan daging manusia) pada masyarakat Sumatera. Dalam bukunya, Kolonialisme dan Etnisitas (2010), Daniel Perret dengan merujuk tulisan Ptolemaeus, seorang Geograf asal Yunani disebut bahwa sejak abad ke-2 M, Sumatera adalah kawasan berbahaya yang dihuni oleh sejumlah masyarakat kanibal. Demikian pula pada permulaan abad ke5 hingga ke-6, dikenal dua daerah yakni Barus dan Polos (Pasai) yang masyarakatnya adalah kanibal. Ibn Khordadzbeh, penjelajah asal Persia yang mengunjungi Rami atau Ramni (Sumatra) dan Balus (Barus) pada tahun 851 mengatakan masyarakatnya adalah kanibal.
Selanjutnya, Aja Ib’ Al-Hind tahun 1000 dan Idrisi tahun 1165, menambahkan tentang cara hidup kanibal. Memasuki abad ke-13, Marcopolo yang mengunjungi Ferlech (Perlak) menjelaskan masyarakat yang pagan, biadab, hidupnya seperti hewan dan sebahagian kanibal. Pinto juga menyebut bahwa di Indragiri, ada kebiasaan membunuh, mencekik dan memasak serta memakan daging manusia, di samping itu masyarakatnya juga membunuh dan memakan orang lain yang mereka tangkap. Sumber-sumber dari Tiongkok menambahkan bahwa di pulau Sumatera terdapat masyarakat yang bertato. Nicolo de’Conti pada tahun 1430 mengunjungi Sciamuthera (Samudra) dan menyebut “Batech” yang masyarakatnya adalah kanibal dan gemar perang. Dalam karyanya Peregrination (1539), Mendes Pinto, orang pertama yang mengemukakan nama “Bata” melaporkan ‘raja orang Bata’ yang pagan dan ibukotanya adalah Panaju di pesisir barat laut Sumatra. Pinto juga menyebut masyarakat Aaru (Aru) di dekat sungai Puneticao (Lau Patani) bahwa masyarakatnya adalah pagan dan kanibal. Tentang Aaru ini, Barbosa juga menyebut bahwa masyarakatnya adalah kanibal. Selanjutnya, pada tahun 1554, seorang penyair Turki Sidi Ali Celebi menyebut tentang pemakan manusia yang bermukim di bagian barat Pulau Sumatera. Joa de Barros pada tahun 1563 menyebut nama ‘Batas’ sebagai masyarakat kanibal yang paling liar dan paling gemar berperang yang daerahnya berhadapan dengan selat Malaka. Augustin Beaulieu yang mengunjungi Aceh pada tahun 1620-1621 menyatakan bahwa penduduknya adalah Melayu dan di bagian pegunungan terdapat masyarakat kanibal. Pada abad ke-17, F. De Haan yakni seorang Tionghoa menggambarkan masyarakat ‘Panda’ dan ‘Bata’ sekitar sebelas hari perjalanan dari Barus sebagai orang-orang biadab, yang menghuni gunung dan hutan. Di samping itu, ia juga menceritakan detail cara memakan daging manusia. Selanjutnya, pada 1772, Hamilton menyebut sungai Delley (Sungai Deli) yang di pesisirnya dihuni oleh masyarakat kanibal. Pada tahun itu juga, Charles Miller memasuki daerah pedalaman Tapanuli dan mencatat tentang sebuah masyarakat kanibal bernama ‘Batas’ yang berbeda dari semua penduduk lain di Sumatera dari segi bahasa, adat dan kebiasaan. Pada 1823, John Anderson adalah orang Eropa yang menjelajahi pedalaman pesisir timur laut Sumatra dan menggunakan nama umum ‘Batta’ disamping suku lain seperti Mandiling, Kataran, Pappak, Tubba, Karaukarau, Kapak dan Alas. Terhadap praktek kanibalisme, Anderson menulis bahwa The Battas tribes are as follows: tribe Mandailing, Kataran of which are Rajah Seantar, Rajah Silow, Rajah Munto Panei and Rajah Tanah Jawa all canibals; tribe pakpak, cannibals; tribe Tubbak cannibals; tribe Karau-karau canibals, tribe Kappik cannibals. The Alas people are mussulmen. Menurut Marsden, tradisi Anthropopagis adalah bagian dari upacara kepercayaan. Upacara itu menunjukkan kebencian mereka terhadap kejahatan-kejahatan tertentu dan merupakan cara membalas dendam terhadap musuh-musuh mereka. Orang-orang yang menjadi korban adalah tawanan perang, orang yang tewas dalam perang, terdakwa yang dihukum mati seperti penzina. Marsden juga mengemukakan bahwa tidak ada bukti tentang hal semacam itu sebagai bagian dari sejarah spesies manusia di Pulau Sumatera. Kalaupun ada, bukti-bukti yang ada sangat minim dan tidak cukup untuk membenarkan hal tersebut. * Penulis adalah pengajar dan peneliti pada Pusat Studi Sejarah dan Ilmu-ilmu Sosial Unimed
Infotainmen
B12
WASPADA Minggu 25 Juli 2010
Viva Forever! Spice Girls Bikin Film an aw un nG Iva
Spice Girls
Kelompok vokal Spice Girls sedang membuat sekuel film Spice World (1997), kata salah satu anggotanya , Emma Bunton. Seperti diberitakan Sunday Mirror, Bunton (34), mengatakan bahwa dirinya,Victoria Beckham, Geri Halliwell, Mel B and Mel C sangat bersemangat membuat film itu meski film pertama banyak dikecam kri-
tikus. Sutradara Mamma Mia!, Judy Cramer, membantu mereka untuk membintangi film tersebut. Cramer juga menggunakan lagu-lagu Spice Girls untuk pertunjukan teater West End
musical guna memastikan film tersebut lebih sukses dibanding yang pertama. Emma mengemukakan “kami saling berkirim email untuk bertukar ide dan kami sangat menikmati yang sedang dilakukan.” Film musikal tersebut - yang konon akan berjudul Viva Forever - akan menampilkan lagu-lagu Wannabe, 2 Become 1, Who Do You Think Are? dan Say You’ll Be There.
Emma, ibu satu anak itu, mengemukakan para anggota Spice Girls dahulu ingin segera membuat sekuel Spice World setelah film itu selesai namun hal itu tak terwujud karena Geri Halliwell keluar dari kelompok tersebut. “Kami ingin membuat film lagi tapi ketika itu ada album yang harus dibuat, ada tur yang harus dijalani, lalu Geri keluar, jadi film itu tak terwujud.” (ant)
Igo-Citra Di Final Indonesian Idol 2010
taringa.net
Band beranggotakan ifan, herman, yudhie, bani, dan andi ini mengeluarkan single baru single berjudul Jaga Slalu Hatimu karya Herman sang gitaris ini menjadi pembuka dari halhal baru yang akan disuguhkan Seventeen. Di single baru ini, Seventeen masih mengangkat tema cinta, tentu saja dengan menggunakan lirik khas Seventeen, menceritakan hubungan, cinta, dan perasaan tanpa meninggalkan unsur lelaki dalam bertutur. Dari penamaan single ini sudah terpapar jelas menceritakan tentang apa?Yups, ini bercerita tentang pesan untuk pasangan untuk menjaga sesuatu yang paling sakral, pusat dari suatu hubungan, yaitu hati. Secara musikalitas single Jaga Slalu Hatimu ini akan terasa isian brass section, cello dan girl voice yang menghiasi lekukan lekukan komposisinya. Lagu Jaga Slalu Hatimu secara komposisi arrangement merupakan gabungan Slalu mengalah dan Untuk Mencintaimu.
Seventeen Tepatnya ada sisi rock dan ada sisi mellow nya. Bukan hanya single tapi album berisikan 10 lagu baru. Di album 4 ini ada beberapa jagoan next single diantaranya: Dunia Yang indah, Hal Terindah, Pejuang Hati dan Menemukanmu. Selain itu tentu saja Seven-
teen ingin menunjukkan tampilan baru. Transformasi style masing-masing personel di Album ke 4 ini juga akan menjadi sesuatu yang bisa di nikmati Lebih Fresh dan dengan karakter yang benar benar baru baik dari sisi rambut maupun kostum yang dikenakan. (m09)
Ivan Gunawan Tak Tega Jenguk Adjie Notonegoro Ivan Gunawan akhirnya menemui pamannya, perancang busana terkenal Adjie Notonegoro yang saat ini mendekam di tahanan setelah menjalani pemeriksaan di Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan. Sebetulnya, menurut perancang dan presenter yang suka dipanggil Madam Ivan ini, ia tidak sanggup melihat keadaan Adjie saat ini. “Sebenarnya hati saya nggak sanggup melihat keadaaan beliau yang seperti itu, tetapi akhirnya saya bertemu dengannya,” kata Ivan di Studio 3 TPI, Jakarta Timur semalam. Ivan menyempatkan diri untuk memeluk sang Paman yang telah membesarkan dirinya itu. “Kita pelukan lama sekali,” ujarnya. Padahal, ia mengaku tidak betah dan merasa kurang nyaman saat berada di ruang penjara. “Terakhir adalah saat nengok Sheila, itu pun deg-degannya setengah mati,” tutur Ivan. Sedangkan keadaan Adjie di tahanan, menurut Ivan, dalam keadaan sehat, meski terlihat sedikit kurus. “Awal saya takut untuk menjenguk, karena bisa bikin dia down. Namun,
malah beliau yang membesarkan hati saya dengan berkata tunjukan semangat dengan senyumannya,” ujarnya. Bahkan, kata Ivan, awalnya dirinya ingin sekali bicara serius mengenai permasalahan yang sedang menimpa sang Paman tapi malah diselingi tawa dan canda. Ivan mengakui, selama seminggu ini dirinya sedang didera kesibukan dengan rutinitas kerjanya sebagai presenter sehingga belum sempat menengok Adjie. “Tapi, bukan berarti saya nggak care terhadap beliau. Hal itu dikarenakan kesibukan saya,” ujar pria yang mengatakan mendapat kabar kalau omnya ditahan saat ia masih on air. Jual Barang Adjie Ivan Gunawan akan membantu pamannya, perancang busana terkenal Adjie Notonegoro yang saat ini mendekam di tahanan akibat terlibat dugaan penggelapan uang. Perancang dan presenter itu, rencananya akan menjual barang atau karya Adjie untuk membantu melunasi utang sang Paman kepada Melvin
Igo saat berduet dengan idolanya Afgan di panggung spektakuler Indonesian Idol 2010 penampilan dari Sandy Sondhoro ft. Indah Pratiwi dan Tompi. Indonesia setuju dengan prediksi juri memilih untuk menghentikan langkah Gilang di Indonesian Idol 2010 cukup sampai disini. Grand Final Indonesian Idol 2010 bersama dua kontestan calon superstar Igo dan Citra, dengan penampilan yang paling memukau Sabtu 31 Juli 2010 Live dari Central Park mulai pukul 20.30.(m09)
Dua Fotografer Medan Masuk 16 Besar Rally Foto Ekslusif Imaginaction
Tampilan Baru Seventeen Dua tahun lalu, album Lelaki Hebat dengan kandungan single Slalu Mengalah, Untuk Mencintaimu, Lelaki Hebat, Jalan Terbaik dan Cinta Tak Bertuan terlahir ke dunia musik Indonesia. Album Lelaki Hebat ini berhasil membuat Seventeen keliling Indonesia untuk menghibur kawan Seventeen di berbagai pelosok bahkan sampai ke negara tetangga Malaysia. Dan kini Seventeen kembali lagi menyuguhkan “sesuatu” yang baru, sesuatu yang sempat tertunda sekian bulan dari yang sudah dijadwalkan. Sesuatu yang ingin Seventeen sampaikan kepada hati penikmat musik khususnya Kawan Seventeen. Sesuatu yang di ilhami dinamika kehidupan yang di jalani Seventeen baik secara individu maupun sebagai group. Akhirnya Melalui proses yang panjang dan “tidak asal jadi” racikan musik dan lirik ini menjadi sebuah karya seni yang sudah bisa di konsumsi masyarakat luas.
Setelah melalui 10 Panggung Spektakuler inilah saat yang menentukan bagi ketiga kontestan Indonesian Idol 2010. Igo, Citra dan Gilang harus memberikan usaha ekstra maksimal untuk mempertahankan jalan mereka menuju superstar. Di Babak Spektakuler 11 bertemakan “Duet Superstar” ketiga kontestan yang tersisa mendapat kesempatan untuk bernyanyi bersama idola mereka masing-masing, sang superstar sesungguhnya. Afgan, Tompi dan Sandy Sondhoro berduet dengan Igo, Citra dan Gilang. Bukan hanya itu, semakin spesial dengan kehadiran Armand maulana sebagai juri tamu. Penampilan tiga besar kontestan diawali Putra Ambon- Igo membawakan lagu Cemburu. Usaha Igo untuk menguasai dan menghayati lagu dengan maksimal membuahkan pujian dari seluruh juri. Juri tamu Armand Maulana bahkan sampai mengutarakan kekagumannya, “Gokil! Gue denger lo keluar dari warna Once, tadi lo sukses!”. Tidak mau kalah, Gilang pun hadir membawakan Sang Pemimpi. Sayangnya penampilan kontestan yang belajar di sekolah musik ini dinilai gugup dan kurang maksimal. Agnes Monica memberikan masukan untuk Gilang, “Itu tadi cukup bagus, tapi Indonesia bukan mencari yang cukup bagus melainkan seorang superstar”. Penampilan solo pun ditutup suara jazzy milik Citra membawakan Pergilah Kau. Cara bernyanyi Citra yang terus meningkat dinilai sangat baik oleh juri. Tanpa ragu, seorang Anang Hermansyah yang terkenal pelit pujian memberikan komentarnya, “Kamu tambah dewasa bernyanyi dan mengikuti lagu itu dengan apa adanya dan baik”. Penampilan terbaik telah diberikan ketiga kontestan. Setelah
Chandrianto Tjhin atau Mervin senilai Rp960 juta, dari sebelumnya disangkakan sebesar Rp3,11 miliar. “Dalam waktu dekat, saya akan buat garage sale, 1-2 hari. Sebab, saya melihat banyak sekali karya beliau yang bisa dijual untuk melunasi utangnya,” kata Ivan. Ivan juga berencana mengundang teman-teman Adjie Notonegoro yang masih cinta kepada karyanya. “Mudah-mudahan dengan ini, Om saya bisa
melunasi utangnya,” ujarnya. Dia mengakui, meski ia sendiri bisa membantu Adjie dengan uang pribadinya, namun alangkah lebih mulia kalau perancang busana terkenal yang saat ini sedang terlibat kasus itu dapat membayar utang dengan karyanya sendiri. “Nantinya, berapa pun hasil penjualan akan langsung dikasih ke pihak yang bersangkutan. Insya Allah, selama dia masih hidup dan bisa berkarya, beliau bisa melunasi utang-utangnya,” kata Ivan. (VIVAnews)
INCEPTION Sutradara Produksi
: Chrispher Nolan : Warner Bros, 2010
Rally-rally foto Eksklusif Imaginaction memasuki babak baru, setelah sebelumnya berlangsung di delapan kota yakni, Medan, Makassar, Pekanbaru, Palembang, Jogjakarta, Jakarta, Surabaya, dan Manado. Ajang menghimpun bakatbakat muda di bidang fotografi sejak diluncurkan 7 Juni 2010 lalu di Jakarta, telah mendapat sambutan dari pencinta dan para profesi fotografi. Event diprakarsai Gudang Garam Surya 16 ini, merupakan uji tantangan dalam meraih sukses. Sampai pada tahap ini program Surya 16 Eksklusif Imaginaction memasuki babak eliminasi 16 peserta. Peserta yang masuk babak berikutnya merupakan representasi dari 16 peserta terbaik di masing-masing kota. Dari tiap kota, tim hanya menetapkan dua pemenang terbaik yang selanjutnya masih harus menerima tantangan. Dari karya yang diterima panitia, hampir semua hasil sangat baik dan cukup bagus dalam perspektif fotografi. “Karya foto dari para peserta ini merupakan tantangan kami sebagai juri, mengingat semua karya yang masuk bagus – bagus,” tutur Darwis Triadi Ketua Tim Mentor sekaligus fotografer kenamaan Indonesia. Pemenang 16 besar, Medan Ratni Hardiana Sembiring, dan Mochammad Ali Hermawan, Makassar, Thaib Chaidar dan Sandhy Muhardi M, Pekanbaru, Ramadhan Yasser Arafat dan Dedy Hermawan, Palembang, Ade Satria Elisman dan Gunawan,Yogyakarta Muh Sholeh Ali Lutfi dan Krisna Murtian
Utama Jati, Manado, Rendra Suryansyah Pakaya dan Hamka Hatta, Surabaya, Nugo Agusto Alimin dan Daniel Prasetyo Winatan serta Jakarta Ardianto Damas W dan Tommy Budiutomo. Untuk bisa masuk ke babak kualifikasi selanjutnya, peserta dinyatakan lolos saat ini selain dituntut kemampuan secara skill fotografinya, juga stamina yang prima bagi semua peserta, karena materi foto bersifat moving, dengan spot – spot foto yang ditentukan. Pada tahap ini peran Mentor akan semakin minim, dimana setting peralatan dan pencahayaan sepenuhnya akan dilepas dan diserahkan langsung kepada peserta. “Tidak seperti tahap
delapan kota, kami mengawal dan mengarahkan mereka dalam spot foto,” ujar Darwis menambahkan. Sedangkan menurut Ketua Panitia Pelaksana - Brevy Mustika, mengatakan, “Seleksi tahap 16 Besar, peserta akan dikumpulkan di Jakarta pada tanggal 25 Juli 2010 untuk mendapat briefing kemudian peserta akan diberangkatkan bersama-sama menuju Bandung pada hari yang sama. Keesokan harinya tanggal 26 Juli 2010 mereka mengikuti kegiatan mentoring, photo session dengan tema modelling yang digabungkan dengan arsitektur dan landscape, serta mendapat task & challenge untuk penseleksian delapan peserta terbaik akan
berangkat ke Bali pada tanggal 27 sampai 29 Juli 2010 untuk diseleksi menjadi empat terbaik. Pada tanggal 29 Juli - 2 Agustus 2010, kegiatan penseleksian empat peserta terbaik akan dilaksanakan di Raja Ampat. Karakteristik dari event yang melibatkan lebih dari 8 kota ini, merupakan uji tantangan yang tidak saja menuntut kemampuan dasar fotografi, namun juga diharapkan mampu menangkap berbagai objek foto di Indonesia yang menuntut kreativitas, ide konsep dan originalitas event Eksklusif Imaginaction. Dan bagi peserta lomba diharapkan mampu menangkap ide dan konsep setelah mendapatkan bekal dari kalangan Mentor.(m09)
Waspada/t.junaidi
Darwis Triadi ketua tim mentor juga fotografer kenamaan Indonesia mengarahkan peserta di ajang Surya 16 Eksklusif Imaginaction di Medan saat dilakukan audisi
Bagaimana kalau dunia mimpi bisa didesain dengan seksama, lengkap dengan perhitungan waktu, sedatif, rancangan labirin dan digunakan sebagai sebuah tujuan tertentu, untuk menguak rahasia dan mencuri informasi yang tersimpan dalam level subconscious atau alam bawah sadar seseorang? Kira-kira seperti itulah dasar pemikiran jenius Christopher Nolan dalam karya terbarunya, Inception. Dalam Memento, Nolan mendobrak konsep storytelling dengan segudang clue yang masih dipertentangkan sampai sekarang. Di Insomnia, ada penyampaian informatif seolah menyaksikan feature Discovery Channel dibalik kisah thriller yang cukup menggigit. Lalu The Dark Knight yang meski bukan film superhero yang diinginkan sebagian orang namun sangat fenomenal. Pembuktian atas kejeniusan meracik imajinasinya itu kini terasa semakin liar bahkan dari pembuka film yang seakan sengaja menyimpan sejuta informasi yang pelan-pelan semakin terkuak menuju sebuah konklusi blur dari eksekusi film-film thriller psikologis, sebut saja seperti Shutter Island tempo hari, yang juga dibintangi Leonardo DiCaprio. Melalui sebuah flashback setelah open prolog, kita dibawa pada sebuah tim yang beraksi bagai tim Mission:Impossible. Namun ini adalah dunia mimpi, bukan nyata. Ada Cobb (DiCaprio), Arthur (Joseph Gordon-Levitt), Nash (Lukas Haas), dengan tugasnya masing-masing. Setelah gagal menyelesaikan tugasnya, Saito (Ken Watanabe), sang target, menawarkan sebuah job pada Cobb.Sasarannya adalah seorang putra konglomerat multimilyuner saingan Robert Fischer, Jr. (Cillian Murphy). Cara yang ditempuh kali ini sedikit ekstrim, melalui sebuah ‘Inception’, implan sugesti yang harus direkayasa melalui 3 lapis mimpi penuh resiko. Cobb pun merekrut arsitek baru, Ariadne (Ellen Page), atas nasehat ayahnya yang juga pakar mimpi (Michael Caine), Eames (Tom Hardy), sertaYusuf (Dileep Rao), pakar chemist untuk meracik sedatif yang memungkinkan mereka menempuh 4 lapisan mimpi tersebut. Petualangan mereka dimulai dengan
segala resiko yang harus ditempuh, terutama bagi Cobb, yang harus siap berhadapan dengan rahasia masa lalunya dengan sang istri (Marion Cottilard). Nolan seolah membawa penontonnya ke dalam tur ke sebuah dunia baru penuh rules dan hint-hint baru untuk merangkai premis yang disajikannya. Konsep visual dunia mimpi lengkap dengan labirin dan tampilan efek spesial canggih ini direkayasa Nolan dengan segudang kecermatan yang tak main-main. Dan beruntung pula, pemilihan cast yang dipenuhi bintang terkenal termasuk sebagian dari franchise Batman Nolan yang muncul kembali, benar-benar terasa juara. Perpaduan sci-fi yang kental, thriller psikologis serta action penuh efek dan sinematografi mengagumkan itu seolah saling berlomba menyeruak ke dalam tema yang diusung Nolan. Ditambah lagi dengan openending lewat hint-hint cerdas ditampilkan Nolan sehingga lagi-lagi memicu perdebatan di berbagai forum internet yang membahas lagi detil-detil dialog serta tiap adegannya seakan tak habis-habis walau mesti disaksikan berulang-ulang, Inception sudah berdiri kokoh sebagai kandidat ranking teratas film terbaik tahun ini yang didapuk rating maksimal dari banyak kritikus terkenal, dan mungkin satu dari sci-fi terbaik yang pernah dibuat. Menyaksikannya saja sudah terasa bagai sebuah mimpi. (dan)
Film Minggu Ini The Sorcerer’s Apprentice Inception Pengantin Topeng I Know What You Did On Facebook Despicable Me The Twilight Saga : Eclipse Shutter Island (-) Jelek
(*) Lumayan
(**) Bagus
(***) (-)
(**) (**) (**) (**) (***)
(***) Wajib Tonton