Waspada, Rabu 13 November 2019

Page 1

Harga Eceran Rp4.000,-

Sungai Meluap 184 Rumah Terendam Jembatan Putus

Demi Kebenaran Dan Keadilan

WASPADA

7 Dusun Di Besitang Dilanda Banjir 4 Sekolah Diliburkan

BESITANG (Waspada): Intensitas curah hujan yang KISARAN (Waspada): Akibat curah hujan tinggi, Sungai tinggi menyebabkan tujuh dusun di wilayah perbatasan Bunut Lama dan Silo Tua meluap, merendam 184 rumah Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) Sumut-Aceh, persisnya di Desa Halaban, Kec. Besitang, di lima desa pada dua kecamatan di Kab. Asahan, ditambah Senin (11/11) malam terendam banjir dengan ketinggian satu jembatan putus. ISSN: 0215-3017 air mencapai 0,5 meter hingga satu meter lebih. Informasi dihimpun Waspada dari BPBD Kab. Asahan RABU, Pahing, 13 November 2019/16 Rabiul Awal 1441 No: 26502 Tahun Ke-72 Terbit 16 Halaman Banjir ini menyebabkan ratusan rumah warga terendam menyebutkan banjir terjadi pada Senin (11/11) dimulai dengan ketinggian bervariasi, bahkan dua unit rumah warga sekitar pukul 14.50WIB, karena curah hujan tinggi di wilayah H di Dusun I Bukit Batu menghulu (Kab Simalungun) alami kerusakan akibat termengakibatkan Sungai Bunut jangan air yang cukup deras. Lama dan Silo Tua meluap Di kawasan jalan umum merendam 184 rumah. Kec. Gang Yeye, ketinggian air Setia Janji, terkena banjir mencapai 0,5 meter lebih. kiriman Dusun I, II, III, dan Menurut salah seorang IV, Desa Sei Silau Tua sebawarga, Nurkholis, meskipun nyak 120 rumah, ditambah di daerah ini termasuk menkantor kepala desa, rumah jadi langganan banjir, tapi ibadah, sekolah PAUD. Kebanjir belum pernah separah mudian Dusun VII, Desa Sei ini. Silau Barat ada tujuh rumah, Akibat banjir, empat seDusun VII dan VIII, Desa kolah yang terdapat di desa Bangun Sari 26 rumah, diitu, yakni SDN 050782, SDN tambah bangunan SD, dan rumah ibadah. Selanjutnya 054923, SDN 054922 dan di Kec. Buntu Pane, Dusun SMPN-3 Satu Atap, terpaksa III,dan IV, Desa Sei Silau meliburkan muridnya, kaTimur 25 rumah, dan satu rena sekolah mereka terendam air yang bercampur rumah ibadah. lumpur. “Untuk jumlah total ruKasek SDN 050782, mah, kantor, rumah ibadah Khairuddin mengatakan, dan sekolah yang terendam proses belajar-mengajar tersebanyak 184 rumah yang paksa diliburkan karena terkena banjir, dengan kedaWaspada/Ist Waspada/Asrirrais/B laman bervariasi mulai dari CAMAT Buntu Pane Erric Yudhistira N, bersama masyarakat sedang meninjau jembatan yang ARUS air banjir di Jalan Kampung Baru menuju Tanjung Pasir di Desa Halaban, Kec. Besitang, ruang sekolah terendam air. Selasa (12/11) siang, masih mengalir deras. Lanjut ke hal A2 kol. 4 putus akibat banjir luapan sungai di Desa Prapat Janji. Lanjut ke hal A2 kol. 4

20 Mantan DPRDSU Diperiksa KPK 351 Bangkai Babi Dikubur Pelaku Pembuangan Bisa Dipidana BELAWAN (Waspada): Setelah sempat terkendala karena air pasang, Tim Gabungan Terpadu akhirnya berhasil menguburkan 351 ekor bangkai babi secara massal di bantaran Danau Siombak, Kel. Paya Pasir, Kec. Medan Marelan, Selasa (12/11) sekira pukul 08:00. Penguburan 351 bangkai babi tersebut menggunakan satu unit beko amfibi milik Dinas Kebersihan Kota Medan. Setelah mengorek tanah dengan kedalaman beberapa meter, bangkai babi diambil dari

Danau Siombak dengan menggunakan beko dan selanjutnya dikuburkan. Kapolres Pelabuhan Belawan AKBP Ikhwan Lubis menyebutkan, kegiatan tersebut sebagai upaya untuk menyelesaikan kasus pembuangan bangkai babi dan pihaknya akan menyelidiki siapa pelaku yang membuang bangkai babi tersebut ke Sungai Badera dan Danau Siombak. “Hari ini, Tim Gabungan Terpadu sudah menguburkan 351 bangkai babi setelah sema-

lam terkendala karena putusnya rantai baut dan air pasang,” ujar AKBP Ikhwan. Pada kesempatan itu, Ikhwan Lubis mengingatkan para peternak babi atau warga yang memelihara ternak tersebut, agar tidak membuang bangkai babi di bantaran sungai karena bisa diancam tindak pidana. “Pembuang bangkai babi bisa dipidana karena melanggar Undang Undang No 32 tahun 2009 tentang perlindungan dan Lanjut ke hal A2 kol. 6

MEDAN (Waspada): 20 Mantan anggota DPRD Sumut diperiksa KPK selama dua hari di Kantor Badan Pemeriksa Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Sumut Jl. Gatot Subroto, Medan, Selasa (12/ 11). Informasi yang beredar di gedung DPRD Sumut, pemeriksaan dimulai sejak pagi dan dibagi menjadi dua gelombang. Gelombang pertama sebanyak 10 orang pada hari pertama yaitu terhadap orang yang membantah menerima uang. Sedangkan hari kedua terhadap 10 orang lagi yang mengaku menerima, tapi tidak sesuai jumlahnya dengan yang dituduhkan. 20 Mantan anggota DPRD Sumut yang diperiksa, di antaranya tujuh dari Partai Demokrat, yakni Layari Sinukaban, Nurhasanah, Jamaluddin Hasi-

buan, Ramli, Megalia, Robert Nainggolan, dan Salomo Pardede. Sedangkan Sudirman Halawa dari Partai Golkar, Irwansah Damanik dari PAN, Japorman Saragih dari PDIP, dan Ahmad Husin Hutagalung dari PPP, juga disebut-sebut. “Kami tidak tahu mengenai hal itu dan surat panggilan tidak ada kami terima dari KPK terkait pemeriksaan mantan anggota dewan,” kata salah seorang staf Sekretaris Dewan DPRD Sumut. Lanjut ke hal A2 kol. 4

Kurir Sabu Divonis Mati MEDAN (Waspada): Majelis hakim diketuai Hendra Utama Sotardodo menjatuhkan vonis mati terhadap Joni Iskandar, warga Dusun IX Gg Bantan, Desa Bandar Klippa, Kec. Percut Seituan, Deliserdang, karena terlibat perantara jual beli sabu seberat 27 Kg dan 13.500 butir ekstasi. “Menjatuhkan pidana terhadap terdakwa dengan pidana mati,” kata hakim ketua Hendra Utama Sutardodo dalam sidang yang berlangsung di Ruang Cakra 9 Pengadilan Negeri (PN) Medan, Selasa (12/11) sore. Dalam amar putusan, ha-

kim menyebutkan, terdakwa Joni Iskandar terbukti menjadi kurir sabu dan ekstasi dari Sialang Buah, Desa Matapao, Serdangbedagai, untuk diantarkan ke Medan pada Februari 2019. “Perbuatan terdakwa sebagaimana diatur dan diancam Pidana pasal 114 (2) Jo. Pasal 132 (1) UU RI No. 35 tahun 2009 tentang Narkotika,” ujar hakim. Menyikapi vonis mati itu, terdakwa melalui penasehat hukumnya Sri Wahyuni dari LBH Menara Keadilan, menyatakan banding. Vonis yang dijatuhkan hakim, sama dengan tuntutan Jaksa Penuntut Umum

yang sebelumnya meminta terdakwa dihukum mati. Selama bersidang, terdakwa tetap terlihat tenang dan santai mendengarkan hakim membacakan berkas vonis. Raut wajahnya juga tidak menunjukkan rasa penyesalan. Bahkan usai sidang, saat terdakwa dimintai tanggapan, dia kembali melempar senyum dan tertawa kepada awak media. Sembari terus buru-buru menuju sel sementara PN Medan, terdakwa kembali melontarkan pernyataan yang menyatakan Lanjut ke hal A2 kol. 4

Gempa 5,1 SR Guncang Nias Barat

Antara

PENGGALANGAN KOIN UNTUK BPJS: Sejumlah mahasiswa yang tergabung dalam Gerakan Mahasiswa Peduli Aceh melakukan aksi penggalangan koin untuk iuran Jaminan Kesehatan Nasional yang dikelola BPJS Kesehatan di Kota Meulaboh, Aceh Barat, Aceh, Selasa (12/11). Dalam aksi penggalangan koin tersebut mereka meminta Presiden Joko Widodo untuk mencabut Perpres Nomor 75 tahun 2019 dan mendesak Pemerintah Aceh mengembalikan sistem JKN ke JKA.

kan Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian. “Presiden Jokowi mengatakan pilkada provinsi/kabupaten/ kota tetap melalui mekanisme pemilihan langsung yang merupakan cermin kedaulatan rakyat/demokrasi dan sejalan dengan cita-cita Reformasi 1998,” katanya melalui pesan singkat, Selasa (12/11). Menurut Fadjroel, rencana evaluasi Pilkada langsung hanya masuk wilayah teknis penye-

Al Bayan

Nasab Muhammad Oleh: Tgk. H. Ameer Hamzah Sesungguhnya Allah telah memilih Kinanah dari putra Ismail, memilih Quraisy dari KInanah, memilih Bani Hasyim dari Quraisy dan memilih diriku dari bani Hasyim (Hr: Muslim) MENURUT Syeikh Shafiaurrahman Almubaraqfuri, nasab Rasulullah SAW dibagi tiga klasifikasi. Pertama yang sudah disepakati oleh para ulama sejarah dan ahli nasab.Yakni

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Lusa UAS Di Karo

lenggaraan. Bukan pada sistem pemilihan langsung atau tak langsung. “Yang akan dievaluasi hanya teknis penyelenggaraan,” jelasnya. Sebelumnya, Mendagri Tito Karnavian meminta sistem Pilkada secara langsung dikaji ulang. Dia mempertanyakan, apakah sistem pemilihan langsung tersebut masih relevan

KABANJAHE (Waspada): Ustadz Abdul Somad (UAS) dijadwalkan mengisi tausiah pada Tabligh Akbar Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 1441 H se-Kabupaten Karo di Stadion Samura Kabanjahe, Jumat (15/11) mulai pukul 09.00. Meski waktu tergolong sangat pendek, namun panitia memastikan segala persiapan sudah rampung. “Alhamdulillah. Insya Allah persiapan sudah matang. Ulama kita Ustadz Abdul Somad akan hadir sesuai rencana. Mari kita doakan acara berlangsung sukses,” ujar Ketua Panitia Pelaksana Tabligh Akbar Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 1441 H se-Kabupaten Karo, Septa Perangin-Angin, SP didampingi sekretaris Supartin Sembiring di Kabanjahe, Selasa (12/11). Septa mengatakan, kehadiran ulama yang dikenal dengan Dai Sejuta Viewer ini sangat dinanti-nanti umat Islam di manapun berada di tengah jadwal dakwahnya yang padat. Tak terkecuali di Kabupaten Karo. Untuk itu, ia mengundang kaum muslimin dan muslimat tidak menyia-nyiakan kesempatan emas untuk belajar langsung dari alumnus Darul Hadits (Maroko) ini. Kedatangan UAS ke Kabupaten Karo tidak terlepas dari upaya

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Jokowi Tegaskan Pilkada Tetap Secara Langsung JAKARTA (Waspada): Presiden Joko Widodo atau Jokowi menegaskan pemilihan kepala daerah (Pilkada) tetap melalui mekanisme langsung yakni dipilih oleh rakyat. Dia menolak Pilkada dikembalikan ke DPRD seperti era orde baru. Pernyataan Jokowi ini disampaikan melalui Juru Bicara Kepresidenan, Fadjroel Rachman. Pernyataan ini sekaligus mengklarifikasi wacana evaluasi Pilkada langsung yang digaung-

LAHOMI, Nias Barat (Waspada): Gempa berkekuatan 5,1 Skala Richter mengguncang wilayah Nias Barat, Selasa (12/11) malam. Gempa yang terjadi pada pukul 18.42 Wib tersebut cukup mengejutkan warga di wilayah Kabupaten Nias Barat. Saat terjadi guncangan gempa, warga dilaporkan berhamburan ke luar rumah untuk mengantisipasi hal yang buruk terjadi. Setelah beberpa saat berada di luar rumah dan dipastilan tidak ada gempa susulan, warga kembali ke rumahnya masing masing. Guncangan gempa terasa hingga ke wilayah Gunungsitoli, Nias, Nias Utara dan Nias Selatan. Dari data yang diperoleh dari laman BMKG menyebutkan episenter berada di titik koordinat 0.87 LU (Lintang Utara) dan 97.41 BT (Bujur Timur). Pusat gempa berada di laut 12 km sebelah Barat Daya Nias Barat, dengan kedalaman 10 Km di dalam laut.

Waspada/Rama Andriawan

TERDAKWA Joni Iskandar diborgol usai divonis mati dalam sidang di Ruang Cakra 9 PN Medan, Selasa (12/11).

Menlu Tolak Komentari Kabar Pencekalan Rizieq Shihab JAKARTA (Waspada): Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno LP Marsudi menolak mengomentari kabar pencekalan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab. Dia mengaku tak bisa membuka pembahasan terkait kabar pencekalan Rizieq ke publik karena pembahasan terkait hal tersebut sudah dilakukan dalam Rapat Kerja dengan Komisi I DPR secara tertutup. “Di dalam, tapi tertutup, jadi

saya tidak komentar saya. Tidak komentar,” kata Retno kepada wartawan di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta pada Selasa (12/11). Dia pun menyampaikan bahwa Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD telah menyampaikan tengah mencari informasi yang valid terkait kabar pencekalan Rizieq. Menurutnya, pencarian in-

Nagori Totap Majawa, Kec. Tanahjawa, Kab. Simalungun, Senin (11/11). Kapolsekta Tanahjawa, Kompol J Purba, melalui Kasubbag Humas Polres Simalungun, Iptu Lukman Hakim Sembiring

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Waspada/ist

KORBAN Sriwati disemayamkan di rumah duka.

menerangkan, korban Sriwati meninggal dunia akibat tersengat arus listrik disaat kondisi rumahnya tergenang luapan banjir dari Blok X Nagori Totap Majawa. Disebutkan, peristiwa itu terjadi Senin (11/11) sore menyusul hujan deras mengguyur kawasan Blok X hingga menyebabkan banjir dan menggenangi rumah warga di kawasan itu sampai ketinggian 1 meter, termasuk rumah korban. Diduga, korban Sriwati tersengat listrik saat dia mencabut cok (kabel) kulkas dalam rumahnya. “Saat itu kondisi rumah korban tergenang air hingga 1 meter. Korban diduga tersengat listrik ketika hendak Lanjut ke hal A2 kol. 4

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Ada-ada Saja

Tewas Tersengat Listrik Saat Rumah Tergenang Banjir SIMALUNGUN (Waspada): Seorang ibu rumah tangga (IRT) bernama Sriwati, 36, tewas diduga akibat tersengat arus listrik di dalam rumahnya di Pondok Afd.VI Kebun Bahjambi,

formasi tersebut dilakukan agar informasi yang tersebar di tengah masyarakat tidak simpang siur. Namun begitu, Retno menambahkan, Rizieq masih memegang paspor sebagai warga negara Indonesia (WNI) hingga saat ini. “Menko (Polhukam) sedang dicari informasi ya. Paspor beliau (Rizieq) masih memegang

Simpan Potongan Lengan Pacar Dalam Koper SEJARAWAN ternama Rusia telah mengaku membunuh pacarnya setelah ditemukan di sebuah sungai dengan koper berisi lengan seorang perempuan. Demikian disampaikan kuasa hukumnya.

BLACKPINK Tembus 1 M Penonton YouTube GIRLBAND BLACKPINK mencetak pencapaian terbaru sebagai grup K-pop pertama yang memiliki video musik dengan lebih dari satu miliar penonton di YouTube. AgensiYG Entertainment mengungkapkan bahwa video musik “DDU-DU DDU-DU” milik BLACKPINK berhasil melampaui angka tersebut pada Senin (11/11) sore, hampir 17 bulan sejak dirilis pada Juni 2018. Meski menjadi grup K-Pop pertama, tapi catatan rekor Lanjut ke hal A2 kol. 4

Lanjut ke hal A2 kol. 4

Serampang - Soal Rizieq bikin bingung

- He...he...he...


Berita Utama

A2

WASPADA Rabu 13 November 2019

20 Mantan .... Sementara itu, aktivitas di kantor BPKP Sumut terlihat berjalan normal dan pada halaman depan terlihat sepi, serta sedikit mobil yang parkir. Bahkan, seorang pun polisi tidak ada terlihat berseliweran. Sehingga, tidak ada kesan kalau di dalam gedung milik negara itu sedang berlangsung pemeriksaan lanjutan atas kasus korupsi mantan Gubsu Gatot Pujo Nugroho. “Kami tidak tahu sudah berapa mantan DPRD yang diperiksa, karena kami hanya diperintah untuk tidak memberi masuk semua wartawan ke dalam kantor,” kata Satpam BPKP Sumut Joko Sihombing saat ditanyai Waspada mengenai pemeriksaan dimaksud. (h03)

Sungai Meluap ....

Waspada/Ist

USTADZ Tengku Zulkarnain saat menyampaikan tausiyah pada acara Maulid Nabi Muhammad SAW, di Masjid Agung, Medan.

Gubsu Ajak ASN Teladani Akhlak Nabi Muhammad baik bagi kita,” tuturnya. Sementara itu, Ustadz Tengku Zulkarnain, dalam ceramahnya menyebutkan, tidak ada nabi lain setelah Nabi Muhammad SAW. Menurutnya, Nabi Muhammad adalah manusia sempurna yang diutus oleh Allah SWT untuk menyempurnakan akhlak manusia. Karena itu, peringatan maulid ini harus dibarengi dengan meneladani sifatsifat Rasulullah. “Baginda Rasul lebih mulia dari seluruh manusia. Karena lebih mulia, sifat-sifatnya harus kita teladani sebagai umat,” ujar Tengku Zulkarnain. (m12)

MEDAN (Waspada): Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Edy Rahmayadi, mengajak para Aparatur Sipil Negara (ASN) meneladani akhlak Nabi Muhammad SAW. Karena meneladani akhlak mulianya Nabi Muhammad, sangat diperlukan bagi ASN sebagai penggerak roda pemerintahan di provinsi ini. Gubsu Edy Rahmayadi menyampaikan itu pada sambutan tertulisnya yang dibacakan Sekdaprovsu Hj Sabrina, pada acara Maulid Nabi Muhammad SAW 1441 H, yang digelar Pemprovsu, di Masjid Agung, Medan, Selasa (12/11). Acara peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW hari itu dihadiri ratusan ASN dan sejumlah pejabat Pemprovsu. Mereka dengan khidmat mengikuti rangkaian acara, dan tausiyah yang disampaikan Ustadz Tengku Zulkarnain, hingga akhir acara. Gubsu Edy Rahmayadi menyebutkan, akhlak merupakan kunci pokok tatanan hidup manusia. ‘’Teladani akhlak nabi untuk mewujudkan aparatur sipil negara yang berakhlakul karimah menuju Sumut bermartabat,” katanya. Disampaikan juga, peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW diharapkan menjadi momentum untuk mengingat

kembali perjalanan hidup Nabi. “Esensi peringatan Maulid Nabi sesungguhnya untuk meneladani setiap pikiran, ucapan, dan tindakan beliau. Kita patut mengimplementasikan tindakan beliau dalam mengisi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara,” sebutnya. Kata Gubsu Edy Rahmayadi, Rasulullah Muhammad SAW, telah memberi teladan kepada manusia untuk membangun tatanan negara yang adil. Serta menjunjung tinggi keadilan sosial, kebersamaan masyarakat, serta supremasi hukum. “Rasul adalah role model yang

Gempa 5,1 SR ....

BIREUEN (Waspada): Satu unit rumah rusak bagian atap akibat diterpa angin puting beliung, terjadi di Dusun Mon Rungkom, Gampong Ulee Kareung, Kecamatan Simpang Mamplam, Bireuen, Selasa (12/11) sore. Tidak ada korban dalam bencana alam itu, data diperoleh, rumah permanen beratap seng itu milik korban Razali Yahya, 54, ditempati bersama istri Nurhayati Ramli, 50, beserta tujuh orang anaknya. Demikian disampaikan Kepala Dinas Sosial (Kadinsos) Bireuen, Drs Murdani, kepada wartawan, Selasa (12/11) pukul 18:50 WIB, sesuai data laporan Posko Tagana Dinsos. Kronologis kejadiannya, berawal saat itu kondisi hujan dengan intensitas sedang disertai angin melanda wilayah barat Bireuen, akibatnya atap rumah korban rusak dibawa angin. Paska kejadian tim Dinas Sosial Bireuen telah ke lokasi mendistribusikan bantuan masa panik, bagi korban rumah dampak angin puting beliung tersebut, terang Kadinsos. (cb02/B)

Candra Arbi Bugis salah seorang warga Nias Barat yang dihubungi Waspada, membenarkan guncangan gempa mereka rasakan cukup kuat sehingga warga sangat terkejut. “Iya bang, tadi setelah maghrib tiba tiba terjadi guncangan gempa yang cukup kuat sehingga kami sempat berhamburan ke luar rumah,” ujar Bugis. Hingga berita ini dikirim pukul 21.30 belum ada laporan kerusakan rumah warga maupun jatuhnya korban jiwa. (a25/C)

30-120 cm,” jelas Kabid Kedaruratan dan Logistik BPBD Asahan M Afifuddin, Selasa (12/11). Tidak hanya itu satu jembatan penghubung antara Desa Prapat Janji dan Desa Silau Tua di Kec. Buntu Pane putus diterjang banjir. Akibatnya untuk roda empat tidak bisa melintas dan harus melalui jalur alternatif. Sedangkan untuk jembatan darurat sudah dibangun oleh masyarakat dengan cara gotong-royong. “Untuk kondisi terakhir, keadaan air sudah menyusut, karena kondisi sungai sudah mulai membaik,” jelas Afifuddin. Sedangkan di lain tempat Camat Buntu Pane Erric Yudhistira N menuturkan untuk saat ini banjir sudah menyusut, sementara untuk jembatan darurat agar kendaraan roda dua bisa melintas, masyarakat sudah bergotong-royong dengan swasembada atas dukungan kecamatan serta pemerintah desa. Erric yang juga alumni STPDN ini menjelaskan, jembatan itu sebenarnya sudah dianggarkan dan akan direhab pada bulan ini. Karena jembatan itu sudah dimasukkan dalam program Jalan Mantap, serta sudah mengalami kerusakan dan usianya sudah cukup tua. “Jadi pembangunan jembatan akan dilakukan secepatnya, karena sudah masuk dalam anggaran pemerintah,” jelas Erric. (a15/a31/C)

7 Dusun Di Besitang .... “Hari ini kami harus bergotong-royong membersihkan ruangan dari endapan lumpur yang terbawa arus air,” ujarnya. Khairuddin mengatakan, dampak banjir, seluruh buku pelajaran, khususnya buku K-13 untuk semester II rusak total dan tidak bisa digunakan lagi. “Buku ini padahal masih baru dan belum pernah dipakai,” ujarnya. Kades Halaban, Tamaruddin mengatakan, banjir malam itu menyebar di Dusun I, Dusun 3, Dusun 5, Dusun 12, Dusun 15, Dusu. 18, dan Dusun 20. “Air tidak hanya meluap ke wilayah pemukiman, tapi juga meluap hingga menyeberangi Jalinsum,” kata dia. Kades mengatakan, penimbunan proyek PT KAI yang cukup tinggi meresahkan warga, sebab tanah timbunan tergerus dan dibawa air hingga masuk ke rumah warga. “Kita minta bangunan ini segera dipasang retaining wall (RW) supaya tak berdampak bagi masyarakat,” pintanya. Selain itu, Kades juga meminta kepada pihak perusahaan sawmill yang berlokasi di Dusun I agar membuat parit untuk pembuangan air, sebab air tertahan di bendungan yang baru dibangun. “Jika tak segera dibangun drainase, maka berdampak bagi pemukiman masyarakat di sekitar perusahaan,” tukasnya. Pantauan Waspada, hingga menjelang siang, arus air masih mengalir deras menyeberangi jalan desa yang menghubung Kampung Baru - Paluh Pasir. Sementara, di kawasan Gang Yeye dan sejumlah dusun lainnya, kondisi air sudah kering dan aktivitas warga sudah berjalan normal. (a02/C)

Waspada/Ist

PETUGAS Dinas Sosial Bireuen serahkan bantuan masa panik bagi korban rumah rusak akibat puting beliung, Selasa (12/11).

Puting Beliung Rusak Rumah Warga

Kurir Sabu .... dia tidak terima atas putusan mati hakim. “Saya berusaha akan tetap hidup,” tutur terdakwa. Kasus Joni Iskandar, bermula pada 20 Februari 2019, saat itu terdakwa dihubungi oleh Ayaradi (DPO) disuruh menjemput barang berupa narkotika di Sialang Buah Desa Matapao, Kec. Sei Mengkudu, Kab. Serdangbedagai, dengan upah Rp50 juta. Terdakwa dengan mengendarai mobil lalu mengambil narkoba itu dari Bah Utuh (DPO) di Sialang Buah. Usai menerima barang haram itu, terdakwa melanjutkan perjalanan menuju Medan. Namun saat di Simpang Tiga Matapao, Kec. Sei Mengkudu, mobil yang dikendarai terdakwa dihentikan petugas Ditresnarkoba Polda Sumut. Saat mobil diperiksa, dari goni yang berada di dalam mobil tersebut ditemukan 15 bungkus sabu, di goni lainnya juga ditemukan 7 bungkus sabu, berat sabu berkisar 27 Kg lebih. Selain itu, ada tiga bungkus kemasan aluminium foil, berisi 13.500 butir ekstasi. (cra)

Tewas Tersengat Listrik .... mencabut kabel kulkasnya disaat arus listrik masih menyala,” ujar Lukman. Lebih lanjut dikatakan, korban diketahui telah meninggal dunia disaat suami korban pulang ke rumah dan melihat korban telah tersandar di lemari kecil dalam ruangan dapur dan diangkat suaminya namun korban telah meninggal dunia. Setelah menerima informasi tersebut, Kapolsekta Tanahjawa Kompol J. Purba didampingi Camat Tanahjawa bersama Kanit Reskrim, Kanit Intelkam dan personil Piket Polsekta Tanahjawa langsung turun ke lokasi untuk memastikan keadaan korban. Atas peristiwa naas tersebut pihak keluarga tidak bersedia untuk dilakukan Outopsi dengan melampirkan surat pernyataan kepada petugas Polsekta Tanahjawa, ujar Lukman. (a29/C)

BLACKPINK Tembus ....

Waspada/Panitra Nedy

PANITIA Pelaksana Tabligh Akbar Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 1441 H se-Kabupaten Karo foto bersama usai melakukan rapat di Masjid Agung Kabanjahe.

Lusa UAS .... Gerakan Peduli Dakwah Islam (Gerpedais) Karo di bawah binaan Al Ustadz Abdul Azis Tarigan, LC dan Keluarga Muslim Karo (Kamka 93) bersama ormas Islam lainnya. Murni atas permintaan masyarakat yang diketahui animonya sangat tinggi. Alhamdulillah dikonfirmasi kehadiran beliau beberapa hari lalu. Jadi, mari kita bersama-sama mensukseskan acara ini, katanya. Septa menambahkan, pada Tabligh Akbar ini mengambil tema Menebar Rahmah, Merajut Ukhuwah, Berbudi Akhlaq Karimah akan diawali dengan Dzikir, Istighosah dan doa bersama bersama untuk kebaikan dan kesejahteraan Indonesia, khususnya Tanah Karo. “Lalu, akan dilaksanakan shalat Jumat dan dilanjutkan men-

Al Bayan .... dari Muhammad sampai Adnan. Kedua dari Adnan sampai Nabi Ibrahim, ketiga dari Nabi Ibrahim sampai Adam. Klasifikasi pertama sebagai berikut: Muhammad bin Abdullah bin Abdul Muthalib (Nama aslinya Syaibah) bin Hasyim (nama aslinya Amru) bin Abdul Manaf (nama aslinya Mughirah) bin Qushai (nama aslinya Zaid) bin Kilab bin Murrah bin Ka’ab bin Luway bin Ghalib bin Fihr (yang dijuluki Quraisy) bin Malik bin An-Nazar (nama aslinya Qais) bin Kinanah bin Khuzaimah bin Mudrikah (nama aslinya Amir) bin Ilyas bim Mudhar bin Nizar bin Ma’ad bin Adnan. Klasifikasi kedua; Adnan bin Add bin Humaisi bin Salamah bin Awash bin Buz bin Qimwal bin Ubay bin Awwam bin Nasidf bin Haza bin Baldas bin Yadhaf bin Thabikh bin Jahim bin Nahisy bin Makhiy bin Idh bin Abqar bin Ubaid bin Ad-Di’a bin Hamdan bin Sumbur bin Yatsribi bin Yahzan bin Yalhan bin Ar’Awi bin Idh bin

dengarkan tausiah dari Ustadz Abdul Somad,” pungkasnya. Ustadz Abdul Somad Batubara bergelar Datuk Seri Ulama Setia Negara merupakan kelahiran Asahan, 42 tahun lalu. Pria yang akrab disapa UAS dikenal sebagai pendakwah dan ulama Indonesia yang sering mengulas berbagai macam persoalan agama, khususnya kajian ilmu hadits dan ilmu fikih. Selain itu, ia juga banyak membahas mengenai nasionalisme, cinta tanah air dan berbagai masalah terkini yang sedang menjadi pembahasan hangat di kalangan masyarakat. Namanya dikenal publik karena ilmu dan kelugasannya dalam memberikan penjelasan dan menjawab pertanyaan dalam menyampaikan dakwah. (cpn) Disyan bin Aisyar bin Afnad bin Ayham bin Muqashshir bin Ahith bin Zarikh bin Simay bin Mizzi bin Udhah bin Uram bin Qaidar bin Nabi Ismail bin Nabi Ibrahim. Klasifikasi ketiga, yakni nasab setelah Nabi Ibrahim sampai Nabi Adam sebagai berikut: Ibrahim bin Azar bin Nahur bin Sarukh bin Ra’u bin Falikh bin Abir bin Syalikh bin Arfakhsyad in Sam bin Nabi Nuh bin Lami’ Mutawasylikh bin Nabi Idris binYarid bin Mihlail bin Qainan bin anusyah bin Nabi Syits bin Nabi Adam. Dari garis ibunya sebagai berikut: Aminah binti Wahab bin Abdul Manaf bin Zuhrah bin Kilab. Antara nasab Abdullah dan Nasab Aminah bertemu pada kakek mereka yang kelima yakni Kilab. Kilab punya anak yang bernama Qushay dan Zuhrah. Qushai melahirkan garis keturunan ayah Nabi Abdullah dan Zuhrah melhirkan keturunan ibu Nabi Siti Aminah. Kedua belah pihak termasuk keturunan mulia.

untuk bintang K-Pop keseluruhan masih dipegang oleh PSY dengan hit “Gangnam Style”. Video musik “Gangnam Style” yang sempat viral pada 2012 kini tercatat telah ditonton lebih dari 3,4 miliar kali di YouTube. Sejak dirilis pada Juni 2018, video musik “DDU-DU DDUDU” sendiri semakin populer dan memecahkan banyak rekor di kalangan musisi Korea. Karya audio visual ini sebelumnya menjadi video musik Korea yang paling banyak dilihat dalam waktu 24 jam usai dirilis diYouTube, menembus angka 36,2 juta. Kala itu, capaian tersebut turut melampaui 24 jam pertama dari yang didapat PSY dengan “Gentleman” (2013) dengan angka 36 juta dan BTS dengan “Fake Love” (2018) sebanyak 35,9 juta. Pada saat itu, video musik “DDU-DU DDU-DU” juga menjadi video musik paling banyak ditonton dalam kurun waktu 24 jam kedua di dunia, tepat berada di bawah Taylor Swit dengan lagu “Look What You Made Me Do” yang mengumpulkan 43,2 juta. Rekor itu kemudian dipecahkan oleh video musik “Thank U, Next” milik Ariana Grande yang 55,4 juta kali ditonton dalam 24 jam pertama. (cnni)

Ada-ada Saja .... Oleg Sokolov, 63, sedang mabuk dan jatuh ke sungai saat mencoba membuang potongan tubuh, lapor media Rusia. Polisi kemudian menemukan potongan tubuh Anastasia Yeshchenko, 24, di rumah Sokolov di St Petersburg. Sokolov adalah pakar soal Napoleon Bonaparte yang mendapat gelar kehormatan Légion d’Honneur dari pemerintah Prancis. “Dia telah mengakui kesalahannya,” kata kuasa hukumnya, Alexander Pochuyev kepada kantor berita AFP, dilansir dari BBC, Senin (11/11). Pochuyev menambahkan, kliennya menyesali perbuatannya dan kooperatif menjalani pemeriksaan. Sokolov dilaporkan mengaku kepada polisi membunuh pacarnya setelah terlibat pertengkaran dan kemudian memotong kepala, lengan dan kakinya dengan gergaji. Dia juga mengaku berencana membuang potongan tubuh pacarnya. Pochuyev mengatakan Sokolov - yang telah sempat dirawat di rumah sakit akibat hipotermia - mungkin sedang dalam tekanan. Yeshchenko dan Sokolov yang telah menikah menjalin hubungan selama tiga tahun dan telah menjadi rahasia umum di kampusnya. Sejumlah teman mengatakan Yeshchenko adalah mahasiswa populer, sangat pintar, dan sama-sama memiliki ketertarikan terkait sejarah Napoleon. Mahasiswa menggambarkan sosok Sokolov sebagai dosen berbakat yang fasih berbahasa Prancis dan sangat terkesan dengan Napoleon. Dia juga dinilai sebagai “orang aneh” yang memanggil kekasihnya dengan panggilan “Josephine” dan meminta dipanggil dengan sebutan “Sire atau Tuan”, lapor AFP. (mdk)

Antara

KETERANGAN PERS DIRJEN IMIGRASI: Dirjen Imigrasi Kemenkum HAM Ronny Sompie (tengah) didampingi Kasubdit Pencegahan dan Penangkalan Keimigrasian Ditjen Imigrasi Sandi Andaryadi (kiri) dan Kasubbag Humas Ditjen Imigrasi Sam Fernando memberikan keterangan pers terkait surat pencekalan Rizieq Shihab di Jakarta, Selasa (12/11). Dalam keterangan pers tersebut Ditjen Imigrasi Kemenkum HAM mengatakan belum pernah menerbitkan surat pencekalan terhadap Rizieq Shihab karena pemerintah tidak mempunyai hak untuk menangkal WNI kembali ke Indonesia.

DPR Dan Menlu Bahas Pencekalan Rizieq Secara Tertutup JAKARTA (Waspada): Komisi I DPR RI dengan Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno LP Marsudi akan membahas kabar pencekalan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Rizieq Shihab secara tertutup dalam Rapat Kerja yang berlangsung di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (12/11). Wakil Ketua Komisi I Teuku Riefky Harsya mengatakan Retno sudah menyampaikan, pembahasan terkait kabar pencekalan Rizieq akan dilakukan secara tertutup. “Tertutup Pak, itu disampaikan barusan,” ucap Teuku. Pertanyaan tentang kabar pencekalan Rizieq awalnya disampaikan oleh anggota Komisi I dari Fraksi PDIP Effendi Simbolon. “Ibu, ini titipan. Mohon penjelasan terkait status pencekalan saudara Habib Rizieq. Terima kasih,” kata Effendi. Se-

belum Rapat Kerja diskors untuk makan siang dan salat zuhur, Effendi kembali bertanya perihal itu. “Izin pimpinan, saya tanya lagi, soal pencekalan Rizieq itu kapan akan dibahas,” kata dia. Sementara itu, Ketua DPR Puan Maharani mengaku belum mendapatkan informasi apapun terkait pencekalan Rizieq. Politikus PDIP itu mengaku akan menghubungi Menko Polhukam Mahfud MD via telepon untuk mencari tahu tentang pencekalan Rizieq. “Nanti saya coba tanya Mahfud, saya teleponteleponan sama Mahfud. Mahfud kan seharusnya akrab sama Rizieq Shihab, jadi ya kita lihat, saya belum terima informasi tentang hal itu,” katanya. Masalah kepulangan Rizieq kembali mencuat beberapa hari ini. Rizieq menunjukkan bukti yang diklaim sebagai surat

Menlu Tolak .... paspor WNI,” tutur Retno. Masalah kepulangan Rizieq kembali mencuat beberapa hari ini. Rizieq menunjukkan bukti yang diklaim sebagai surat pencekalan dari pemerintah Indonesia melalui siaran video di akun Youtube Font TV. Surat pencekalan itu ditunjukkan Rizieq untuk mengungkap alasannya tidak bisa pulang ke Indonesia. Dia mengklaim pencekalannya tidak berkaitan dengan kasus pidana apapun. Rizieq dalam video tersebut mengharapkan

Jokowi Tegaskan .... hingga sekarang. “Kalau saya sendiri justru pertanyaan saya adalah, apakah sistem politik pemilu Pilkada ini masih relevan setelah 20 tahun,” ujar Tito di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Rabu (6/11). Dia menilai, sistem pemilihan secara langsung

351 Bangkai .... pengelolaan lingkungan hidup,” tutur Ikhwan seraya mengatakan Poldasu bersama instansi terkait lainnya terus melakukan patroli dan monitoring untuk melacak pelaku pembuang bangkai babi tersebut. Penguburan 351 bangkai babi tersebut, melibatkan personel Satpol PP Kota Medan, Dinas Kelautan dan Perikanan Kota Medan, Dinas Kesehatan dan Lingkungan Hidup Kota Medan, serta Tim BPBD Kota Medan. Proses penguburan dilakukan di dua titik lokasi, di antaranya di pinggiran Danau Siombak sebanyak 351 ekor bangkai babi dengan 5 lubang dan di pinggir Sungai Bedera, Kel. Terjun, Kec. Medan Marelan. Camat Medan Marelan MYunus mengatakan,

pencekalan dari pemerintah Indonesia melalui siaran video di akun Youtube Font TV. Surat pencekalan itu ditunjukkan Rizieq untuk mengungkap alasannya tidak bisa pulang ke Indonesia. Dia mengklaim pencekalan itu tidak berkaitan dengan kasus pidana apapun. Kata dia, ada orang berkepentingan di balik pencekalannya. Namun, klaim Rizieq yang pernah menjadi tersangka kasus dugaan pornografi itu dibantah pejabat pemerintah. Mahfud MD menyatakan tak pernah melihat surat pencekalan yang diklaim Rizieq. Mahfud pun meminta Rizieq menunjukkan surat pencekalan itu. Kedutaan Besar Arab Saudi untuk Indonesia juga mengaku belum menerima informasi dari Riyadh, pemerintah Indonesia telah meminta pencekalan terhadap Rizieq. (cnni)

publik tidak mengasumsikan keberadaannya di Saudi karena masih ketakutan untuk pulang. Justru, kata dia, ada orang berkepentingan di balik pencekalan yang resah dengan kepulangannya. Namun, klaim Rizieq yang pernah menjadi tersangka kasus dugaan pornografi itu dibantah pejabat pemerintah. Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD menyatakan tak pernah melihat surat pencekalan yang diklaim Rizieq. Mahfud pun meminta Rizieq menunjukkan surat itu kepada dirinya. (cnni) banyak mudaratnya. Dia mengakui ada manfaatnya terkait partisipasi politik, tetapi biaya politiknya terlalu tinggi hingga memicu kepala daerah terpilih melakukan tindak pidana korupsi. “Kita lihat mudaratnya juga ada, politik biaya tinggi. Kepala daerah kalau enggak punya Rp30 miliar, mau jadi Bupati mana berani dia. Udah mahar politik,” ucapnya. (mdk) proses penguburan yang dilakukan sejak pagi, tim yang terlibat dalam penguburan terdiri dari TNI, Polri, BPBD, nelayan, masyarakat, dan unsur kepling dari Kec. Medan Marelan. “Ada 351 ekor babi kita tanam dengan 5 lubang di pinggir Danau Siombak. Selain itu, ada juga proses penguburan yang berlangsung di Kel. Terjun,” kata Camat Medan Marelan. Terhadap bangkai babi yang masih mengapung, menurut dia, masih terus dilakukan pembersihan dengan cara ditarik, agar dievakusi ke lokasi penumpukan untuk dikubur. “Penguburan ini akan terus kita lakukan sampai selesai, kendalanya air pasang laut naik pukul 2 siang. Makanya proses penguburan dilakukan cepat, agar bangkai babi tidak sulit kita kubur,” sebut Yunus. (h04)


A3

WASPADA Rabu 13 November 2019

Kemunculan Desa Fiktif Jangan Dianggap Remeh JAKARTA (Antara): Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR RI Said Abdullah mengatakan, munculnya desa fiktif terkait penyaluran Dana Desa tidak boleh dianggap sebelah mata, sehingga persoalan ini harus dituntaskan, karena dana desa itu berasal uang pajak rakyat yang disetor ke APBN.

Antara

PANSEL CALON HAKIM KONSTITUSI: Ketua tim Pansel Calon Hakim Konstitusi Harjono (kedua kiri) bersama anggota Maruar Siahaan (kiri), Edward Omar Sharif Hiariej (kedua kanan) dan Alexander Lay, memberikan keterangan pers tentang seleksi calon hakim konstitusi di Kemensekneg, Jakarta, Selasa (12/11). Tim Panitia Seleksi (Pansel) Calon Hakim Konstitusi akan membuka pendaftaran seleksi calon hakim konstitusi pada 18-30 November 2019 untuk menggantikan hakim MK Dewa Gede Palguna yang memasuki masa purnatugas pada 7 Januari 2020.

KPK Respon Pernyataan Mahfud Soal Jokowi Lapor Kasus Besar JAKARTA (Waspada): Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Laode Muhammad Syarif merespon pernyataan Menko Polhukam Mahfud MD yang menyebut Presiden Joko Widodo pernah melaporkan kasus korupsi besar ke lembaga antirasuah tapi tidak disentuh sampai sekarang. Laode mengaku tak tahu maksud Mahfud mengatakan hal tersebut. Lagipula, menurutnya tak jelas kasus apa yang sedang dibahas Mahfud. “Dari apa yang disampaikan Menko Polhukam di salah satu acara yang terbuka untuk umum kemarin. Kami belum mengetahui kasus apa yang dimaksud. Tapi, silahkan datang ke KPK jika memang ada yang perlu diketahui penangananya,” kata Laode melalui pesan singkatnya, Selasa (12/11). Menurut Laode, sistem pelaporan kepada KPK menjamin kerahasiaan si pelapor. Namun, KPK menangkap sinyal, selama ini Presiden konsen menyoroti dua kasus. Namun, dua kasus itupun sedang diusut KPK. Ke-

dua kasus tersebut yakni kasus Heli AW-101 dan Petral. “Sejauh ini memang ada dua kasus yang menjadi konsern Presiden dan sejumlah pihak sudah kami tangani. Meski butuh waktu karena kompleksitas perkara dan perolehan buktinya,” kata Laode. Pertama, kasus pembelian Heli AW-101. Menurut Laode, penanganan kasus ini perlu kerjasama yang kuat antara KPK dan POM TNI. Sejauh ini, lanjut Laode, KPK menangani satu orang pihak swasta. Sedangkan, POM TNI mengusut tersangka dengan latar belakang militer. “Khusus untuk kasus ini kami mengharapkan dukungan penuh Presiden dan Menkopolhukam, karena kasusnya sebenarnya tidak susah kalau ada kemauan dari TNI dan BPK,” ujar Laode. Selanjutnya, terkait kasus Petral. Kata Laode, perkara ini sedang proses penyidikan. Penyidik baru menetapkan mantan petinggi PT Petamina, Bambang Irianto sebagai tersangka suap pengadaan minyak dan

produk kilang. Bambang merupakan Director Pertamina Energy Service (PES) Ltd, pada 2009-2013 dan pernah menjadi Dirut Pertamina Energy Trading Ltd (Pet-ral) hingga tahun 2015. “Dalam perkara ini, kami juga membutuhkan penelusuran bukti lintas negara sehingga perlu kerjasama Internasional yang kuat,” kata Laode. Dijelaskan Laode, kasus ini melibatkan beberapa negara seperti Indonesia, Thailand, United Arab Emirate, Singapura, dan Virgin Britania Raya. “Dan sayangnya hanya dua negara yang mau membantu sedang dua negara lain tidak kooperatif,” kata Laode. Kesulitan lainnya, sambung Laode, lantaran perkara ini diduga melibatkan sejumlah perusahaan cangkang di beberapa negara save heaven sepertiVirgin Britania Raya. “Kami harap semua pihak dapat mendukung penanganan perkara ini. Lebih dari itu, perlu dipahami, penanganan perkara korupsi tentu harus didasarkan pada alat bukti,” imbuhnya.(vn)

“Saya mengapresiasi langkah Kementerian Keuangan yang segera melakukan koordinasi dengan Kementerian Dalam Negeri dan Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Terti-

nggal danTransmigrasi (KemendesPDTT),sertaKepolisian,untuk menelusuri ‘desa siluman’ dan jumlah Dana Desa yang sudah mengalir ke desa-desa,” kata Said Abdullah lewat keterangannya

Menhan Pelajari Kemungkinan Kepulangan Habib Rizieq JAKARTA (Antara): Menteri Pertahanan Prabowo Subianto mengaku sedang mempelajari kemungkinan kepulangan Imam Besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Syihab yang saat ini tinggal di Arab Saudi. “Nanti kita ini ya, kita pelajari dulu, saya belum dengar,” kata Prabowo di lingkungan Istana Kepresidenan di Jakarta, Selasa (12/11). Saat Pilpres 2019 beberapa waktu lalu, Prabowo Subianto sebagai calon presiden (Capres) nomor urut 02 memang pernah meneken pakta integritas yang disodorkan forum Ijtima Ulama II GNPF. Pakta integritas itu berisi 17 poin yang salah satunya berisi kesanggupan Prabowo memulangkan dan menjamin Rizieq Shihab. Habib Rizieq pergi ke Arab Saudi sejak 26 April 2017. Saat itu, mulanya Rizieq ke pergi ke Arab Saudi untuk ibadah umrah. Pada saat yang sama, pihak kepolisian akan memeriksa Rizieq terkait kasus‘baladacintarizieq’.PadaJuni2018,polisimenghentikanpenyidikan kasus ini. Namun, Rizieq tak kunjung pulang ke Indonesia. Selasa ini Prabowo juga berencana untuk menerima beberapa duta besar (dubes) negara sahabat termasuk Dubes Arab Saudi untuk Indonesia Esam A. Abid Althagafi. “Mudah-mudahan nanti kita lihat,” jawab Prabowo saat ditanya apakah dia akan membicarakan soal kepulangan Rizieq dengan Dubes Althagafi. Rizieq mengaku tidak bisa pulang ke Indonesia karena sejumlah alasan pertama terkait masalah izin tinggal di Arab Saudi. Dubes RI untuk Arab Saudi Agus Maftuh Abegebriel mengatakan Rizieq tak bisa pulang karena tinggal di suatu tempat lebih lama dari masa yang diizinkan (overstay). Solusi dari masalah itu adalah dengan membayar denda “overstay” sekitar 15 sampai dengan 30 ribu riyal atau Rp 110 juta per orang.Namun, faktor “overstay” ini ditanggapi oleh penga-cara Habib Rizieq, “overstay” itu pun bukan kesalahan Rizieq karena karena habisnya visa Rizieq pada 20 Juli 2018 dan sebe-lum 20 Juli 2018, Rizieq sudah mencoba untuk keluar dari Arab Saudi supaya visanya masih bisa berlaku. Pada milad ke-21 FPI, Rizieq lalu menuding pemerintah Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta ke Kerajaan Arab Saudi agar dirinya dicekal hingga pelantikan presiden pada Oktober 2019. Tapi Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) saat itu, Wiranto menegaskan pemerintah tidak ada menangkal Rizieq untuk pulang ke Indonesia.

di Jakarta, Selasa (12/11). Said Abdullah mengatakan pemerintah perlu segera mengambil langkah-langkah preventif dan penindakan. Politisi senior PDIP ini menjelaskan lahirnya Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa, tidak bisa dilepaskan dari keinginan negara untuk memperkuat peran dan fungsi desa dalam mata rantai pembangunan. Tujuannya antara lain meningkatkan pelayanan publik di desa, mengentaskan kemiskinan, memajukan perekonomian desa, mengatasi kesenjangan pembangunan antar desa, serta memperkuat masyarakat desa sebagaisubjekdaripembangunan. Hal ini menggambarkan adanya keinginan kuat untuk mempercepat pembangunan ekonomi, tidak hanya pembangunan fisik tetapi juga pemberdayaan masyarakat desa, gu-

na meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa. “Dana Desa ini dianggarkan setiap tahun dalam APBN yang diberikan kepada setiap desa sebagai salah satu sumber pendapatan desa,” ujar Said ri antAbdullah. Sum Ketua DPP PDI P Bidang a n a Kusy Perekonomian ini mengatakan terdapat beberapa langkah yang bisa digunakan untuk meminimalisir penyelewengan Dana Desa. Pertama, memperkuat pengawasan yang dilakukan aparat pemerintahan di atasnya, mulai dari kecamatan, kabupaten, provinsi hingga pusat. Kedua, memperkuat database mengenai pengelolaan Dana Desa yang bisa digunakan untuk monitoring keberadaan DanaDesa.Ketiga,meningkatkan partisipasi publik dalam mengawasi pengelolaan Dana Desa. “Dan Keempat, memberikan reward dan punishment dari pe-

merintah terhadap pengelolaan dana desa dalam bentuk Dana InsentifDesa,”ucapSaidAbdullah. Selain itu, peran dan fungsi DPR dalam mengawasi pelaksanaan Dana Desa perlu lebih dioptimalkan. “Ke depan DPR harus lebih proaktif dalam mengawasi penggunaan Dana Desa, sehingga bisa mengantisipasi penyelewengan Dana Desa lebih dini,” pungkasnya. Program Dana Desa yang dilakukan sejak 2015, sudah menjangkau 74.954 Desa di seluruh Indonesia, terus meningkat dari tahun ke tahun. Pada 2015 alokasi Dana Desa dianggarkan sebesar Rp 20,8 triliun, kemudian pada tahun 2016 meningkat menjadi Rp 46,9 triliun, pada 2017 dan 2018 meningkat menjadi Rp 60 triliun, pada 2019 untuk 74.597 desa. Tahun depan, alokasi naik menjadi Rp72 triliun.

12 Kementerian Dan Lembaga Teken SKB Tangani Radikalisme ASN JAKARTA (Waspada): Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) bersama sejumlah kementerian/lembaga terkait menandatangani Surat Keputusan Bersama (SKB) tentang penanganan radikalisme bagi kalangan aparatur sipil negara (ASN), Selasa (12/11). Terdapat 11 kementerian/ lembaga yang ikut menandatangani SKB tersebut, yakni Kemenko Polhukam, Kemendagri, Kemenag, Kemenkominfo, Kemendikbud, Kemenkumham, BIN, BNPT, BIPP, BKN, KASN. Deputi Bidang SDM Aparatur Kementerian PANRB SetiawanWangsaatmaja mengatakan SKB tersebut sebagai langkah antisipasi terhadap maraknya isu radikalisme di kalangan ASN. Dia mengatakan pihaknya mendasarkan pada Undang-undang ASN dan keempat pilar negara

Indonesia.Keempatpilartersebut adalah Pancasila, UUD 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia, dan Bhinneka Tunggal Ika. “ Seorang ASN harus patuh dan taat pada 4 pilar tadi. Jadi sebetulnyasederhananyase-perti itu. Bagi Kemenpan-RB sendiri, ini adalah salah satu yang diwajibkan bagi seorang ASN,” kata Setiawan kepada wartawan saat ditemui setelah melakukan peluncuran portal aduan ASN, Jakarta, Selasa (12/11). “Jadi hal seperti ini dalam UU ASN kan sudah ada, ini bentuk-bentuk antisipatif,” tambahnya. Kendati demikian, Setiawan tidak menjelaskan permasalahan radikalisme yang dimaksudkan. Menurutnya, laporan yang masukmelaluiportaladuanASNbisa dijadikansalahsatufaktorpenilaianterkaitisuradikalismepadaASN. Secara teknis, kata Setiawan, laporan yang masuk ke portal

aduan ASN tersebut akan ditindaklanjuti oleh satuan tugas dari kementerian/lembaga terkait. Nantinya, akan dilakukan proses validasi laporan yang menghasilkan sebuah rekomendasi terhadap Pejabat pembuat komitmen (PPK) kementerian/lembagadariASNyangdilaporkan. “Jadi penjatuhan sanksi, dan sebagainya dikembalikan kepada PPKnya,”imbuh dia. Sementara itu, Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Johnny G. Plate menilai portal aduan tersebut sebagai langkah untuk menjaga nilai-nilai nasionalismebagiASNdiIndonesia.“Tempatpengaduandilihatuntukapa,untukmengingatkanseluruh atasan kita, mereka ada-lah pejabataparatursipilnegaraIndonesia yang konsisten dasar kebangsaanyaituPancasiladanBhineka TunggalIka,”kataPlatesaatpeluncuran portal aduan ASN. (cnni)

Di Box Office,

“Midway” Kalahkan “Doctor Sleep” Film garapan sutradara Roland Emmerich, “Midway”, secara mengejutkan merajai peringkat box office Amerika Utara dengan 17,5 juta dolar AS, mengalahkan film sekuel “The Shining” (1980), “Doctor Sleep”, yang harus puas di posisi kedua.

Bupati Samosir Rapidin Simbolon (kanan) saat berbincang dengan panitia Lake Toba Film Festival belum lama berselang.

Lake Toba Film Festival:

Mencintai Budaya Dan Kampung Halaman Lake Toba Film Festival bakal digelar 15-17 November mendatang di Pantai Indah Situngkir mengajak pemuda Samosir mencintai budaya dan kampung halaman, kata Ori Semloko selaku Direktur Lake Toba Film Festival. Ia mengatakan, Sumatera Utara memiliki potensi perfileman yang besar dengan sumber daya alam yang melimpah dan kebudayaan beragam. Hal itu dibuktikan semakin banyaknya film layar lebar yang mengangkat Sumatera Utara sebagai latarnya antara lain Horas Amang, Pariban Idola dari Tanah Jawa, Sang Prawira, dan Ajari Aku Islam. Namun dalam perkembangannya, perfileman Sumatera Utara masih dalam tahap berkembang, jauh dari kata mapam. Keindahan dan keberagaman budaya dianggap biasa saja. Menurut Ori, hal ini terjadi karena minimnya daya baca pemuda yang mengakibatkan

menurunnya daya kritis dan menyebabkan budaya jauh tertinggal. “Padahal film itu memiliki potensi yang besar untuk kesejahteraan hidup,” kata Ori. Ori menjelaskan film dapat juga sebagai promosi pariwisata mengingat Samosir dan kawasan Danau Toba merupakan daerah yang digawang-gawangnya menjadi Bali ke dua. Ia juga menuturkan Samosir memiliki berbagai tempat eksotis yang membuat film lebih sinematik dan hidup. Ori menceritakan dalam Lake Toba Film Festival panitia telah menggarap film berjudu Bonapasogit disutradarai Roy Manta Sembiring bercerita kegalauan hati tokoh Niko yang ingin merantau. Dihadapkan konflik batin antara mengejar mimpi di rantau orang atau bertahan di kampung sendiri. Hal itu dibenarkan Rapidin Simbolon Bupati Samosir. Ia

mengatakan sebagai destinasi wisata internasional Samosir aktif mempromosikan objek wisata, salah satunya melalui medium film. Rapidin mengatakan film Bonapasogit merupakan hasil garapan kolaborasi dari Rumah Karya Indonesia, Pemerintah Kabupaten Samosir , dan sineas-seneas Sumatera Utara. Rapidin berharap melalui film Bonapasogit masyarakat Samosir lebih mencintai kampung halamannya dan terus berpartisipasi dalam pembangunan dan pengembangan pariwisata Ka-bupaten Samosir. Sementara Roi Manta Sutradara Bonapasogit mengatakan film Bonapasogit dalam penggarapannya melibatkan masyarakat Samosir sebagai tokoh-tokohnya dan seratus persen latarnya ada di Samosir. “Filmnya akan diputar tanggal 16. Lihat saja banyak hal yang diajarkan dalam film tersebut,” tutupnya. (m19)

Dilansir dari Variety, Selasa, sebelumnya “Doctor Sleep” merupakan adaptasi dari novel Stephen King itu diharapkan mampu merebut peringkat pertama, namun hanya mampu memulai debutnya di nomor dua dengan 14,1 juta dolar AS. Debut “The Shining” meleset dari perkiraan Warner Bros dan dinilai cukup mengecewakan. Penerimaan yang kurang baik di tangga box office domestik akan mendorong penjualan tiket turun lebih dari 26 persen dari akhir pekan yang

sama pada tahun 2018, menurut Comscore. Meskipun “Midway” menjadi film terlaris sepanjang akhir pekan, film ini memiliki nilai anggaran produksi sebesar 100 juta dolar AS, sehingga masih panjang perjalanannya untuk mencapai keuntungan. Lionsgate mendistribusikan “Midway” dan ia hanya berfokus pada hak domestik saja. Studio tersebut berharap agar “Midway” dapat mengambil keuntungan dengan estima-si 20,05 juta dolar AS dari 3.242 lokasi Amerika Utara melalui empat hari pertama-

Luke Kleintank dan Ed Skrein dalam cuplikan adegan “Midway” (2019) - IMDb nya di bioskop. Sementara itu, di luar negeri, “Midway” memulai debutnya

dengan 21,5 juta dolar AS. Film menceritakan tentang pertempuran di masa Perang

Dunia II ini sendiri sudah rilis di bioskop Indonesia pada Jumat (8/11). (ant)

GPH Gelar Festival Nasi Goreng Kambing Nasi goreng, tak bisa dipungkiri sejak lama sudah menjadisalahsatusantapan yang cukup banyak penggemarnya. Kuliner ini boleh dibilang dengan mudah bisa ditemui di banyak tempat seperti cafe, warung maupun kedai-kedai pinggir jalan. Untuk menarik minat penyuka kuliner, biasanya menu mereka racik dengan berbagai varian rasa yang cukup mengundang selera seperti nasi goreng bakso, sosis, nasi goreng ayam serta nasi goreng kambing. Khusus bulan November ini, Garuda Plaza Hotel (GPH) Medan menggelar Festival Nasi Goreng Kambing lengkap dengan sajian Kari Kambingnya menampilkan sensasi rasa dengan kelezatan khas yang berbeda dari nasi goreng biasa, kata Ge-neral Managernya AgusWi-dyasmoro didampingi Food & Beverage Manager Kusyana Sumantri serta Chef Executive Kadar. Kelebihan rasa Nasi Goreng

Kambing ala Garuda Plaza Hotel ada pada daging kambingnya yang lembut dan tidak berbau diramu menggunakan bumbu babas kari ditambah bumbu lainnya ala Chef GPH. “Untuk Garnishnya kami sediakan kerupuk udang, irisan telur dadar serta acar timur dibandrol seharga Rp45.000,- kata Kusyana Sumantri menambahkan. Selain Nasi Goreng Kambing menjadi menu andalan selama bulan November ini, mereka juga menyiapkansajianlainnyaolahan chef Kadar termasuk juga cemilanyanggurihdanrenyahsebagai teman menyantap nasi goreng disajikan dengan resep berbeda. Agus Widyasmoro menambahkan, menghadirkan Nasi Goreng Kambing dan Kari Kambing untuk menyasar serta memanjakan para penggemar daging kambing tersedia setiap Lunch dan Dinner termasuk free teh panas atau dingin. “Nasi goreng kambing, disu-

kai karena memang aromanya sangat mengundang selera”, ujarnya seraya menyebutkan

alasan kenapa mereka menggelar Festival Nasi Goreng Kambing mengingat bulan Novem-

ber identik dengan musik hujan, jadi perlu menghangatkan tubuh dengan Kari Kambing. (m19)

F&B Manager GPH

-


Ekonomi & Bisnis

A4

WASPADA Rabu 13 November 2019

KUR Turun Jadi 6 Persen JAKARTA (Waspada): Men-teri Koordinator Perekonomian Airlangga Hartarto memimpin rapat koordinasi mengenai tingkat bunga dan penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR). Dalam rapat diputuskan untuk suku bunga KUR turun jadi 6 persen dari saat ini sebesar 7 persen.

Antara

RODUKSI JAM TANGAN OLAHAN JAMUR : Pekerja menyelesaikan pembuatan Jam Tangan Kayu dengan tali kulit berbahan olahan jamur di bengkel PALA Nusantara, Bandung, Jawa Barat, Selasa (12/11). Produk jam tangan yang telah mendapatkan penghargaan Good Design Indonesia 2019 dari Kemendagri dan dipasarkan ke sejumlah kota di Indonesia serta diekspor ke Amerika Serikat dan Jerman tersebut dijual dengan harga Rp.500 ribu - Rp. 2,2 juta.

Backlog Perumahan MBR Masih Tinggi MEDAN (Waspada): Tingkat Backlog atau kebutuhan perumahan bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) di Sumut masih tinggi. Pasalnya, kuota perumahan subsidi dari pemerintah tahun 2019 jauh berkurang dibandingkan tahun 2018. Ketua Dewan Pengurus Daerah Real Estate Indonesia (DPD REI) Sumut, Andi Atmoko Panggabean mengungkapkan, tingkat kebutuhan rumah di Sumatera Utara (Sumut) masih sangat tinggi. Setidaknya, Sumut masih membutuhkan sekitar 700 ribu rumah lagi. “Secara nasional di 2018, backlog perumahan mencapai 11,5 juta unit. Di Sumut itu sekitar 600 sampai 700 ribu rumah. Inilah yang harus disiapkan kawan-kawan pengembang,” Andi Atmoko didampingi Dewan Kehormatn DPD REI Sumut, TomiWistan, Sekjen DPD REI Sumut, Reza Sirait dan sejumlah pengurus DPD REI Sumut lainnya, di Medan, Senin (11/11). Namun, lanjut Andi Atmoko, para pengembang sangat mengharapkan perhatian dari pemerintah dalam menjalankan program pembangunan 1 juta ‘Rumah Jokowi’ tersebut bagi kalangan masyarakat berpenghasilan rendah. “Saat ini, masalahnya developer yang bermain di rumah subsidi, tidak bisa berbuat banyak, karena kuota untuk rumah subsidinya sudah habis. Kita maunya pemerintah benarbenar perhatikan para pengembang. Inikan, salah satu program unggulan Presiden, rumah Jokowi. Maunya Presiden memberi perhatian lebih lah,” ungkapnya. Untuk itu, para developer yang tergabung di dalam DPD REI Sumut meminta kepada

pemerintah agar maksimal dalam menjalankan program pembangunan rumah untuk Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) ini. Sementara itu, Dewan Kehormatn DPD REI Sumut, Tomi Wistan menambahkan, saat ini, kondisi pembangunan rumah MBR yang disubsidi pemerintah tidak berjalan mulus, bahkan hampir mati suri. Hal itu karena kuota rumah yang disubsidi pemerintah di 2019 jauh berkurang dibandingkan dengan 2018. “Di 2018 itu, sebanyak 263 ribu bisa direalisasikan rumah MBR-nya. Kalau sesuai target, harusnya ada peningkatan di 2019, sekitar 10 sampai 20 persen. Berarti, kuota rumah MBR yang harus disiapkan pemerintah adalah 290 ribu unit. Sehingga, masalah kuota tidak lagi menjadi kendala,” ungkapnya. Namun faktanya, lanjut Tomi Wistan, kuota rumah subsidi untuk Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan (FLPP) hanya 86.586 dan untuk Subsidi Selisih Bunga (SSB) hanya 100.000 unit. Sehingga ada kekurangan kuota hampir 130 ribu unit. “Akibatnya, mulai Juni lalu itu, kita sudah kekurangan kuota,” jelas Tomi seraya mengatakan, atas dasar itulah dalam beberapa tahun belakangan sektor perumahan melambat. “Kawan-kawan, termasuk saya, ‘nafas’nya sudah tersendat-sendat. Harapan saya, negara hadir secara utuh membantu pembangunan rumah MBR agar masyarakat yang belum memiliki rumah bisa memiliki rumah. Ini harus disupport. Sehingga kawan-kawan pengembang punya semangat tinggi membangun rumah MBR,” pungkasnya. (m41)

Waspada/Anum Saskia

Founder Forbis Achmad Tirmidji memberikan cenderamata kepada narasumber Plt. Kadis Koperasi & UKM Provsu Dr. M. Ridha Haykal Amal,Dr. Sugiharto, S.E., M.BA. Mantan Menteri Negara BUMN,sertaH.Madroy Pengusaha Royyan Rambutan House.

Era 4.0 Pengusaha Praktisi Muslim Dan Bank Syariah Harus Bersatu MEDAN (Waspada): Di era 4.0,pengelola bisnis dan praktisi muslim harus bersatu dengan memperkuat jaringan,memahami manajemen usaha saling menguatkan (kolaborasi) antara wirausaha muslim, pemerintah, pembiayaan syariah, konsultan/akademisi, marketplace, komunitas pengajian/ organisasi muslim dengan satu tujuan meningkatnya kesejahteraan umat Islam,dengan munculnya wirausaha yang naik kelas dari mikro kecil, kecil ke menengah dan dari menengah ke besar. Sedangkan pemerintah dalam hal ini Kadis Koperasi UKM Provsu harus mensuport setiap usaha yang dikelola dan memikirkan prospek usaha agar maju. Jika tidak,usaha akan jalan di tempat karena tidak mampu menguasai pasar. Demikian antaralain kesimpulan dari Reflleksi tahunan sekaligus Milad I Forum bisnis (Forbis) Wirausaha Muslim ini dengan judul “Tantangan & Peluang Wirausaha Muslim di Era Industri 4.0” bertemakan “Refleksi Ekonomi Ummat 2019 & Perspektif 2020. Kegiatan berlangsung Minggu(10/11) di Triple S’ Cafe Jln. Karya I, No.1 Kel.Karang Berombak Medan. Hadir sebagai narasumber Dr. Sugiharto, S.E., M.BA. Mantan Menteri Negara BUMN, Direktur Keuangan & Direktur Utama Medco Energy, Komisaris Utama PT Pertamina (Persero), Wakil Ketua Badan Penasehat Ketua Majelis Pakar Masyarakat Ekonomi Syari’ah Dan Saat ini Dirut PT Kawasan Industri Jababeka, Tbk., Komisaris 212, Ketua Dewan Pembina Ikatan Saudagar Muslim Indonesia (ISMI) dan juga salah satu pendiri dan Penasehat Masyarakat Ekonomi Syariah (MES).Dr. M. Ridha Haykal Amal, SH, S.Sos., M.Si., MH. Plt. Kadis Koperasi & UKM Provsu,serta H.Madroy Pengusaha Royyan Rambutan House yang juga Ketua umum DPP AHINDO dan Humas Kadin. Dr. Sugiharto, S.E., M.BA. Mantan Menteri Negara BUMN,mengaku berasal dari keluarga

tidak mampu di Titi Kuning Medan Johor. Saat sekolah ia harus bekerja apa saja yang halal untuk bisa sekolah.Tapi kata dia,hidup perjuangan selalu disandingkan dengan doa dan bertransaksi,dengan Allah sehingga apa yang diinginkan tercapai karena doa kepada Allah. Dia memotivasi pengusaha muda untuk tekun mengelola usaha,sebab berhasilnya usaha karena ketekunan dan ikhtiar dan doa. Plt. Kadis Koperasi & UKM Provsu Dr. M. Ridha Haykal Amal, SH, S.Sos., M.Si., MH, menyampaikan masalah yang dihadapi di revolusi industro 4.0,antaranya,pengusaha tidak tahu langkah konkrit yang harus dilakukan. Fragmentasi pasar yang hanya fokus pada kota besar. Perang dagang dan pengetatan pasar global. Ketrampilan manajerial yang kurang. Akses pendanaan. Kemampuan penguasaan teknologi yang masih kurang. Maka kata dia,peran pemerintah sangat penting di era revolusi industri 4.0,yakni melahirkan wirausaha yang kreatif,inovatif serta mampu menciptakan lapangan kerja. Mendorong pembangunan infrastruktur digital. Mempersiapkan SDM berkualitas dan menerapkan sistem online untuk mempermudah perizinan bisnis. “Maka Forbis ini perlu membuat program kerja berkelanjutan.Diskop UKM akan ikut serta menjembatani programnya agar tidak jalan di tempat,”ungkapnya. Sedangkan H.Madroy Pengusaha Royyan Rambutan House,mengajak pengusaha untuk mengelola bisnis secara utuh di jalan Allah. “Jauhkan usaha dari riba termasuk berhutang,”katanya. Founder Forbis, Achmad Tirmidji menyebutkan,hasil pertemuan ini akan dilanjutkan dengan diskusi setiap Jumat agar tetap fokus pada sistem yang akan dibangun termasuk kolaborasi, memperkuat jaringan dan kolaborasi guna memperkuat usaha masing-masing peserta dalam Forbis.(m37)

“Tahun depan mulai Januari bunga KUR turun menjadi 6 persen. Kita ingin penyerapan KUR didorong keberpihakan kepada rakyat, pro rakyat,” tandas Airlangga usai meminpin rapat di kantornya, Jakarta, Selasa (12/11). Selain bunga turun, lanjutnya, anggaran atau platfon penyaluran KUR tahun depan juga dinaikan menjadi sebesar Rp 190 triliun dari tahun ini Rp140 trilun, atau mengalami kenaikan 36 persen. “Untuk besaran anggaran KUR di tahun depan tentunya akan disesuaikan dengan ketersediaan pada anggaran pendapatan dan belanja negara (APBN) 2020,” ujar Airlangga.

Namun dia perkirakan, penyaluran KUR akan terus meningkat menjadi Rp325 triliun pada 2024. Hal ini seiring peningkatan jumlah wirausaha yang terus tumbuh di Indonesia. Airlangga menuturkan, kebijakan penurunan suku bunga KUR menjadi 6 persen akan memperbanyak jumlah UMKM yang mendapatkan akses pembiayaan di sektor formal dengan suku bunga rendah. “Platfon maksimum KUR Mikro pun dilipatgandakan, dari semula Rp25 juta menjadi Rp50 juta per debitur. Kebijakan ini akan berlaku efektif mulai 1 Januari 2020,” jelasnya. Sementara untuk total akumulasi plafon KUR Mikro pada sektor perdagangan juga 7mengalami perubahan, dari semula sebesar Rp100 juta menjadi Rp200 juta. “Sedangkan untuk KUR Mikro sektor produksi tidak dibatasi,” urainya. Perubahan kebijakan KUR ini diharapkan mendorong percepatan pertumbuhan UMKM di Indonesia, mengingat begitu penting dan strategisnya peran UMKM bagi perekonomian Indonesia. Data BPS 2017 menunjukkan total unit usaha UMKM mencapai 99,9 persen dari total unit usaha. Selain itu, penyerapan

Keuangan Syariah Perlu Dukungan Dana Zakat JAKARTA (Waspada): Deputi Gubernur Bank Indonesia Dody Budi Waluyo menyatakan, untuk mendorong pertumbuhan ekonomi keuangan syariah diperlukan dukungan sumber dana dari zakat dan infaq. Karena hingga kini secara umum Indonesia sebagai konsumen ketimbang produsen. “Padahal, nilai PDB (Produk Domestik Bruto) minimum di Indonesia diperkirakan US$ 1 triliun dengan kontribusi ekonomi syariah sudah mencapai 80%,” katanya dalam Indonesia Sharia Economic Festival (ISEF) 2019 di Jakarta, Selasa (12/11). Oleh karena itu, lanjutnya, posisi Indonesia dalam industri halal perlu diperbaiki dan mengubah posisi dari konsumen menjadi produsen. Apalagi, kontribusi ekonomi dan keuangan syariah di Indonesia bersumber dari zakat dan infaq masih rendah. “Mestinya, dua instrumen keuangan dan pengelolaan harta itu diyakini bisa mendorong pertumbuhan ekonomi. Jadi, potensi yang ada harus kita kembangkan untuk meraih pangsa pasar terbesar syariah,” ujarnya. Sementara itu, Menteri Keuangan Malaysia Dato H. Amiruddin bin Haji Hamzah yang turut hadir mengatakan, ekonomi dan keuangan syariah adalah sistem baru yang mampu mendisrupsi dunia ekonomi menjadi ramah lingkungan. Hal ini seiring dengan kesepakatan masyarakat dunia pada Sustainable Development Growth (SDGs). Dia menambahkan, kini ada sekitar 27 perbankan di Malaysia sudah berkomitmen untuk membangun sistem syariah agar menjaga lingkungan dan membangun iklim finansial yang lebih ramah dan adil, sehingga setiap sektor bisa dibiayai secara adil. “Ekonomi syariah menolong pelaku usaha untuk mengelola dan mengembangkan bisnis, langkahnya bisa dengan mengandalkan bank investais syariah dengan skema yang ramah lingkungan dan mendorong penguatan komunitas dan masyarakat,” ungkap Amiruddin. Posisi Empat Sedangkan Proposition Manager at Islamic Finance Team Revinitiv Thomson Reuters Shaima Hassan menuturkan, perkembangan keuangan syariah di Indonesia cukup pesat. Terlihat dari peringkat Islamic Finance Development Indicators (IFDI) Indonesia melompat dari posisi kesepuluh pada tahun lalu menjadi posisi keempat pada tahun ini. “Hal tersebut cukup kuat meningkatkan enam peringkat posisi Indonesia dalam satu tahun. Ini lompatan yang baik. Apalagi dukungan dari pemerintah yang telah menyusun roadmap pengembangan ekonomi serta keuangan syariah di Tanah Air yang cukup detail,” tuturnya. Hal ini membantu semua pemangku kepentingan, termasuk pelaku industri, agar mengerti tentang kondisi, serta tantangan, sehingga mampu membuat sebuah rencana bisnis yang jelas untuk pengembangan ekonomi syariah. Di sisi lain, Shaima menyampaikan regulasi yang pemerintah Indonesia buat dalam mendukung pengembangan ekonomi syariah cukup kuat, mulai dari sertifikasi halal hingga mandatori untuk spin off dari unit-unit syariah perbankan. “Jadi, Indonesia masih memiliki ruang untuk menumbuhkan keuangan syariah yang saat ini masih berada di kisaran 5 persen. Tentunya dengan menggiatkan promosi syariah. Karena banyak kegiatan syariah yang tidak terpublikasi dengan baik,” imbuh Shaima. (J03/C)

tenaga kerja di sektor UMKM sebesar 96,9 persen dari total penyerapan tenaga kerja di Indonesia. Jika ditinjau dari kontribusi terhadap Pendapatan Domestik Bruto (PDB) pun, UMKM menyumbang hingga sebesar 60,34 persen. “KUR ini didorong untuk

semua sektor, tapi kita akan fokus membangun KUR berbasis kelompok atau klaster, karena akan lebih efisien untuk perekonomian,” tandas Menko Airlangga. Dia akui, kebijakan baru KUR ini adalah kelanjutan dari keinginan Presiden Jokowi yang

meminta tahun depan (2020) bunga KUR untuk UMKM dapat diturunkan dari saat ini 7 persen. Presiden Jokowi juga meminta penyaluran bisa ditingkatkan dua kali lipat, terutama ke usaha produksi bukan hanya ke perdagangan saja. (J03/I)

Soal Penyaluran Beras Ke Ritel Modern

Tak Ada Operasi Pasar Lagi JAKARTA (Waspada) : Direktur Utama Perum Bulog Budi Waseso mengatakan, pihaknya akan menyalurkan sebanyak mungkin kebutuhan beras kualitas medium ke ritel modern guna menstabilkan harga hingga akhir 2019. “Ini untuk jaga kestabilan harga sampai akhir tahun. Karena yang kita butuhkan adalah beras medium. Kalau beras premium kan hari ini sudah dibanjiri di seluruh pasar. Di ritel-ritel itu kan beras premium banyak sekali. Tapi yang medium itu yang tidak ada di ritel,” tuturnya di Jakarta, Selasa (12/11). Dengan begitu, pria yang akrab disapa Buwas ini menyatakan, pihaknya nantinya tak perlu lagi melakukan operasi pasar terkait penyaluran beras, sebab Bulog sudah masuk di dalam jejaring. “Jadi nanti next kita tidak perlu lagi operasi pasar, tidak perlu lagi Bulog ada operasioperasi karena langsung sudah ada di jejaring ini,” ujar dia. Namun begitu, Bulog tak akan lepas tangan dan terus mengikuti perkembangan situasi

yang ada. Ini dilakukan guna menjaga kestabilan harga dan menekan inflasi. “Mau atau tidaknya lonjakan (harga), tugas Bulog adalah untuk stabilisasi. Jadi jangan sampai ada lonjakan juga. Kestabilan juga penting, karena itu yang akan menstabilkan daripada inflasi. Kita menekan supaya tidak terjadi inflasi,” tandasnya. Gandeng Aprindo Perum Bulog menjalin kerjasama dengan Asosiasi Pedagang Ritel Indonesia (Aprindo) terkait penyediaan beras dan komoditi pangan pokok bagi konsumen. Ketua Umum Aprindo Roy N Mandey mengatakan, kerjasama ini digalang dengan tujuan untuk mendukung upaya penyediaan beras dan komoditi pangan pokok bagi konsumen dengan mutu yang baik dan harga sesuai ketentuan pemerintah. “Kami mengajukan kepada pemerintah, tanda tangan dengan Bulog untuk penyerapan beras Bulog yang medium tapi

kualitas premium untuk bisa didagangkan di toko ritel modern, sehingga bisa diterima seluruh masyarakat Indonesia,” ujar Roy. Menurutnya, Aprindo yang beranggotakan 150 perusahaan ritel dengan 45.000 gerai yang tersebar di 30 provinsi seluruh Indonesia memiliki peran penting dalam menjaga keamanan distribusi barang dan stabilisasi harga, khususnya yang rentan akan fluktuasi harga. Budi Waseso menyampaikan, melalui pelaksanaan kerjasama antara Perum Bulog dengan Aprindo ini, nantinya diharapkan agar seluruh proses dalam mewujudkan pemenuhan kebutuhan komoditi pangan pokok bagi masyarakat melalui Aprindo dapat ditangani secara baik dengan memanfaatkan kompetensi dari kedua belah pihak. “Hal ini sangat penting untuk mendukung upaya pemerintah dalam meredam gejolak harga pangan yang tercermin dari stabilnya tingkat inflasi nasional khususnya inflasi bahan pangan,” tuturnya. (mc)

Peluang Usaha Berkebun Kurma MEDAN (Waspada): Banyak yang mengatakan, budidaya kurma merupakan satu peluang usaha yang memiliki prospek yang sangat bagus. Hal ini dibuktikan dengan suksesnya para pekebun kurma tropis di negara Thailand. Kabar tersebut menjadi perhatian besar para pekebun di Indonesia. “Sebagai tanaman baru di Indonesia, buah kurma tropis mampu tumbuh cukup baik dan dapat berbuah di daerah yang beriklim tropis, seperti di Indonesia. Keunikan dari buah kurma tropis, adalah postur batang yang pendek, tinggi pohonnya rata-rata 1-2 meter. Daya tarik lainnya, beberapa jenis pohon kurma tropis mampu belajar berbuah pada usia 3-4 tahun,” ujar Manajer Marketing Sumut Agrovillage Abdul Sehat, di ruang kerjanya Perumahan Landmark Pasar I Setia Budi Medan, Senin (11/11). Abdul Sehat didampingi Manajer Humas Susanto Maulana mengatakan, budidaya kurma tropis di Indonesia, mulai diminati sejak sekitar satu dekade terakhir. Beberapa pemilik kebun kurma di Indonesia seperti di Pasuruan, Jawa Timur, Riau, dan Aceh, sudah mulai menikmati manisnya laba dari tandan buah kurma yang mereka tanam, dengan keuntungan bisa mencapai ratusan juta rupiah setiap tahunnya. Menurut Abdul Sehat, satu pohon kurma bisa menghasilkan 10 tandan kurma pada panen pertama, dengan rata-rata berat per tandan mencapai 2 Kg. Jadi satu pohon bisa mendapat penghasilan Rp35 juta per tahun. Keuntungan lainnya,

Waspada/Ist

Direktur Utama Aren Kurma Agrovillage Indonesia Bayu Prahara ST, foto bersama seorang pengunjung saat meninjau kawasan kebun aren kurma yang dikelola Agrovillage Indonesia. pohon kurma mampu hidup sampai 100 tahun dan dapat berbuah sepanjang tahun. Sedangkan Susanto Maulana yang juga pegiat lingkungan ini menyampaikan, menanam kurma harus dilandasi dengan motivasi keimanan yang baik, jadi bukan hanya bisnis semata.“Kalau menanam kurma niatnya untuk mencari berkah dan ingin membangun perekonomian umat, Insha Allah akan berhasil. Karena dalam hadist dikatakan akan dijamin tidak akan kelaparan jika di suatu keluarga ada yang menanam pohon kurma,” katanya. Sebagai upaya memberikan peluang, sekaligus memudahkan masyarakat memiliki kebun kurma, dalam waktu dekat Sumut Agro Village membuka kawasan kebun kurma, aren dan pinang di Desa Lubuk Kasih, Kec. Brandan Barat, Langkat. Menurut Susanto, kawasan ini akan dirancang sebagai

kawasan agro wisata kurma dan aren. Untuk tahap awal kebun kurma dan aren ini akan dibuka sebanyak 31 kapling dari total 151 kapling yang direncanakan, dengan luas 200 m2 per kaplingnya. Selain kurma, kawasan tersebut akan ditanami aren dan pinang. Untuk mengenal peluang serta potensi berkebun kurma dan aren bagi masyarakat Medan dan sekitarnya, Su-mut Agrovillage akan menggelar seminar gratis pada Sabtu 16 November 2019, pukul 13:30 WIB di Restoran Garuda Jl. H Adam Malik Medan, yang akan menghadirkan 2 orang narasumber yaitu, Direktur Utama Aren Kurma Agrovillage Indonesia Bayu Prahara ST, dan Dewan Pakar Asosiasi Aren Indonesia Pusat M Isnaini. Dikarenakan tempat yang terbatas, mohon untuk dapat mengkonfirmasi kehadiran dengan menghubungi Susanto Maulana di No.HP/ WA 0852-76914349. (cwan)

PGN Dan Sinopec Tandatangani Perjanjian Jual Beli LNG MEDAN ( Waspada): PT Perusahaan Gas Negara (PGN) Tbk dan Sinopec menandatangani perjanjian jual beli LNG di China untuk tahun 2020. Perjanjian ini menandai milestone penting bagi PGN memainkan perannya secara global sebagai sub holding gas Indonesia. Dimana pada pertengahan 2019, PGN mendapat tugas dari Pertamina untuk mengelola bisnis LNG end-toend secara penuh. Direktur Strategi dan Pengembangan Bisnis PGN Syahrial Muktar mengatakan, China merupakan negara dengan potensi besar dengan beragam peluang bisnis yang bisa dijelajahi. Berdasarkan kebutuhan energi untuk mendukung pertumbuhan ekonomi di China, impor energi tidak dapat terelakkan. Kondisi ini menjadi hal yang tepat dimana PGN dapat membantu penjualan protofolio LNG yang dimiliki Pertamina dan menjalankan peran PGN sebagai sub holding gas. “Kami sangat antusias untuk membangun kerjasama antara Sinopec dan PGN. Sinopec adalah salah satu perusahaan energi terbesar di China. Kami percaya bahwa tujuan kita untuk menandatangangi perjanjian kerja sama Jual Beli LNG merupakan awal dari apa

Waspada/Ist

Penandatanganan perjanjian kerjasama Jual Beli LNG antara PT Perusahaan Gas Negara (PGN) Tbk dan Sinopec, di China untuk tahun 2020. bisa kita kolaborasikan ke depan,” ungkap Syahrial, dalam siaran persnya yang diterima, Senin (11/11). Dijelaskan, sejalan dengan upaya memperluas layanan dan portofolio di tingkat global, untuk menjaga ketahanan energi nasional khususnya dalam melayani kebutuhan gas bumi domestik bagi seluruh sektor, saat ini PGN Grup telah menyediakan gas atau LNG pada berbagai pasar, tidak hanya sebagai energi dan industri, tetapi juga untuk komersial, ritel, dan rumah tangga. Sebagai salah satu upaya

layanan terbaik untuk pelanggan agar gas bumi tetap dapat teralirkan 24/7, dengan resikoresiko di sumur gas dan gangguan- gangguan teknis yang ada selama ini, dengan fasilitas FSRU yang dimiliki, PGN terus menjaga kontinuitas layanan dengan berbasis LNG termasuk sejak dua tahun yang lalu, PGN juga sudah menginisiasi bisnis gas dan LNG secara global. “Seperti yang terjadi barubaru ini di Sumatera Tengah dan Jawa Timur, PGN mengambil langkah sigap untuk mengganti pasokan gas dari LNG dengan memanfaatkan fasilitas termi-

nal LNG di Lampung, sehingga membuat pasokan gas melalui jalur SSWJ tetap stabil. Dengan demikian para pelanggan PGN dari jaringan SSWJ yang sebagian besar merupakan sektor industri tetap dapat memenuhi kebutuhan energinya,” ujarnya. Selain itu, lanjutnya, untuk mengantisipasi peningkatan pertumbuhan gas bumi dan menjaga ketahanan pasokan gas di Jawa Timur, PGN sedang dalam proses pembangunan LNG Terminal di Teluk Lamong, Surabaya. Pembangunan LNG Terminal berkapasitas 40 BBTUD yang terbagi dalam tiga

fase itu ditargetkan beroperasi akhir tahun 2019 dan rampung keseluruhan pada tahun 2023 mendatang. Dalam upaya optimalisasi pemanfaatan gas bumi domestik, infrastruktur gas adalah keniscayaan. Sebagai sub holding migas, saat ini total jaringan pipa gas PGN lebih dari 10.000 kilometer. PGN juga mengoperasikan 2 FSRU, 1 land-based regasification terminal, 64 stasiun pengisian bahan bakar gas (SPBG) dan 4 mobile refueling unit (MRU). Oleh karena itu, PGN terus berupaya untuk mencapai target bauran energi pada 2024. Sesuai rencana hingga 2024, PGN akan membangun sejumlah infrastruktur baru di antaranya jaringan pipa transmisi dan distribusi masing-masing sepanjang 528 km dan 500 km. “PGN juga akan membangun tujuh LNG filling station untuk kapal, lima FSRU, 3,59 juta sambungan rumah tangga dan 17 fasilitas LNG untuk menyuplai kebutuhan kelistrikan dan menjangkau wilayah geografis Indonesia. PGN juga akan menggenjot program jargas rumah tangga untuk menekan subsidi energi di sektor tersebut. Di 2025, PGN mentargetkan untuk bisa mengoperasionalkan 4,7 juta sambungan rumah tangga,” tandasnya. (m41)


A5 Rabu, 13 November 2019

WASPADA

Iklan Mini

AUTOMOTIVE PROMO SUZUKI AKHIR TAHUN

DO RE MI JOK MOBIL

Carry Pick Up Ertiga Ignis Baleno

Rp. 1.650.000 Jok (Model Press) + Alas

DP 5 Jt DP 18 Jt DP 11 Jt DP 18 Jt

M AN T AP .. Disk on 5 % TAP AP.. DISKON TGL 28-10-19 s/d 28-11-19

BELAJAR

AYO DAFTARKAN SEGERA .. Pendaftaran GRATIS Sila hk a n Anda Pilih MANUAL atau MATIC

Nego. Cp: Ricky Sianturi 085261377555

5 Free 1 = 6

10 Free 4 = 14 20 Free 10 = 30

22.000

Rp. 110.000

Rp.

220.000

Rp.

440.000

2 cm (4-7 Baris)

33.000

Rp. 165.000

Rp.

330.000

Rp.

660.000

LEBIH EKONOMIS

3 cm (7-10 Baris)

44.000

Rp. 220.000

Rp.

440.000

JIKA SEBULAN

4 cm (10-13 Baris)

55.000

Rp. 275.000

Rp.

550.000

Rp. 880.000 Rp. 1.* 220.000 FREE koran 1 bln

6 cm

121.000

Rp. 605.000

Rp. 1.210.000

Rp. 2. *540.000 FREE koran 1 Bln

8 cm

137.500

Rp. 687.500

Rp. 1.375.000

Rp. 2.* 870.000 FREE koran 1 bln

6x 8,5 cm

165.000

Rp. 825.000

Rp. 1.650.000

Rp. 3. *420.000 FREE koran 1 bln

GA PAKET HAR HARGA

PENERBITAN AN PENERBIT

000754

Kantor Pusat: Jl. G. Krakatau No. 199 B (Depan Swalayan Kasimura) 061-6628637 , 081375511698, 08126089258 C a b a n g : Jl. Sikambing No.41 A (Sebelum Jl. Sekip) 061-4521568, 08137596898 , 08126091752

C a b a n g : Jl. Platina Raya (Depan Karaoke Mezzo) 08126089258 , 082166176941

C a b a n g : Jl. Platina Raya (Depan Alfamidi) 061-6625891 , 081375511698 , 082166176948 , 082166176941

C a b a n g : Jl. Marelan Raya Tanah 600 Komp. MBC (Depan Suzuya) 08126089258

TRAVEL

-Ford Ecosport , M/T, 2014 Putih Rp 130 jt. -Daihatsu Terios TS Extra, A/T, 2010 Hitam Met, Plat B Rp 89 jt. Hub : 081265942789 190891

UMROH LIBURAN AKHIR DAN AWAL TAHUN BERSAMA MULTAZAM TRAVEL

DIJUAL MOBIL

UMROH SESUAI SUNNAH, BUKAN HANYA SEKEDAR TOUR MEKAH DAN MADINAH DIBIMBING LANGSUNG DARI TANAH AIR SAMPAI KE TANAH SUCI, BERSAMA USTAD2 YANG BERPENGALAMAN DAN TAMATAN DARI TIMUR TENGAH

BI M BI N GAN M AN ASI K H AJ I - U M ROH

K BI H U – M U L T AZ AM LT

Izin Kemenag RI No.D/373/2016

Hubungi : Jl. S. PARMAN BLOK DD NO. 3-4 (DEPAN SEKOLAH ST. THOMAS 2 MEDAN) TELP. 061-452 2123, 08126550123, 061-6639123 JL. MAKMUR NO. 10 A, MEDAN (MASUK DARI JL. ADAM MALIK / JL. KARYA) TELP. 061-6639123, 6636123, 08126550123 JL. AH. NASUTION

Terbit 1

1cm (1-4 Baris)

NB: untuk luar kota DP angsuran

BELAJAR

DO RE MI JOK MOBIL

Ukuran

Xenia 1000cc, Tipe Li Sporty Tahun 2010, Hitam Hub : 0823 7078 0101

190864

TA MAN ASIK HAJI MENERIMA PESER PESERT T AH U N 1 4 4 1 H / 2 0 2 0 M

PAS KAN JADWAL ANDA SEAT TERBATAS !!!!! - 2 5 N ov By Sa udi Airline s 1 0 H r - 0 9 De s By Sa udi Airline s 1 0 H r - 2 2 De s By Sa udi Airline s 1 0 H r - 2 9 De s By Sa udi Airline s 1 0 H r - 0 8 J a n By Sa udi Airline s 1 3 H r - 2 0 J a n By Sa udi Airline s 1 5 hr (Progra m Arba in) - U m r oh Plus T ur k y, U m r oh Plus J or da n Aqsha - T our T ig a N e g a r a (M e sir – J or da nia - Y e r ussa le m ) iga (BERSAMA MULTAZAM INSYAA ALLAH LEBIH AMAN– LEBIH NYAMAN – LEBIH BERPENGALAMAN + 25THN)

DARI SEL UR U H K ECAM A AN SELUR URU ATT AN DI K KO EDAN O T A M ED MANASIK MULAI 17 NOVEMBER 2019 S/D 10 MEI 2020 BI M BI N GAN M U LAI D ARI T AN AH AI R SAM P AI K E T AN AH DARI PAI ADZ T AMA UDI USTADZ AMATT AN ARAB SA SAUDI SUCI, DI BIMBING OLEH UST DAN SU D AH BER - SER DAH SERTT I FI K ASI T I N GK A ATT N ASI ON AL

Informasi Selanjutnya Hubungi PT.MULTAZAM WISATA AGUNG KANTOR PUSAT : JL. TITI PAPAN / PERTAHANAN NO. 10 SEI SIKAMBING D MEDAN T ELP : 0 6 1 – 4 5 7 6 1 1 6 / 0 6 1 – 4 5 1 2 3 1 9 H p : 0 8 1 2 .6 4 9 5 .8 4 5 6 – 0 8 1 3 .9 7 2 2 .3 7 3 4

PEND AFT ARAN JL. TITI PPAP AP AN / PER AN NO PENDAFT AFTARAN APAN PERTTAHAN AHANAN NO.. 10 SEI SIKAMBING D MEDAN PETISAH TELP TELP.. 061.4576116 / 0812.6495.8456 / 0813.9722.3734

DAN CABANG MULTAZAM TERDEKAT DIKOTA ANDA

PT AN PT.. GADIKA EXPRESSINDO MED MEDAN TOURS & TRAVEL Izin Kemenag RI No. 765 Tahun 2016

DIBIMBING LANGSUNG DARI TANAH AIR SAMPAI KE TANAH SUCI, BERSAMA USTAD2 BERPENGALAMAN TAMATAN TIMUR TENGAH 1. P AK ET U M R OH REGU LER 1 0 H D AN 1 3 H PAK ROH DAN DESEMBER 2019 TGL. 2, 22, 24 JANUARI 2020 TGL. 6, 15, 20 > 23,7Jt (Paket All in) FEBRUARI 2020 TGL. 3, 19, 24 MARET 2020 TGL. 9, 18, 30 2. P AKET UMR OH PL US TURKI, AQSO PAKET UMROH PLUS QSO,, MESIR TENGAHAN D AN LAILA TUL Q AD AR 3. UMR OH AWAL RAMADHAN PERTENGAHAN DAN LAILATUL QAD ADAR UMROH RAMADHAN,, PER 4. UMR OH SY A W AL UMROH SYA 5. WISA TA MUSLIM (TURKI, AQSO UNEI, B ANGK OK, AUSTRALIA) WISAT QSO,, BR BRUNEI, BANGK ANGKOK, 6 . H a ji Plus da n H a ji Fura da Hubungi Kantor Pusat : Jl. Bajak 2 No. 55 E Simpang Marendal Medan

}

M EM I LI H AGEN U M ROH & H A J I Y A N G T E PAT 1. 2. 3. 4. 5. 6.

M e n c e r m a t i a s p e k l e g a l i t a s t r a ve l T r a c k r e c or d (c a t a t a n pe r ja la na n t r a ve l) Pe rha t ik a n ha rga ya ng dit a w a rk a n M e k a nism e pe m ba ya ra n C e r m a t i fa s i l i t a s ya n g d i b e r i k a n Be r t a nya k e pa da or a ng la in

T elp elp.. (061) 42774333 - HP HP.. 0852 7722 4945 - 0812 6330 251

TERCECER TERCECER STUK BK 8007 CJ. No uji AB 01007203 AN PT Harapan Guna Sejahtera. Alamat Medan. Merk Mitsubishi

TERCECER/HILANG BPKB BL 3499 JK. An M.Yusuf Merk Yamaha. Nosin : 3C1220682. No Rang : MH33C10029K218951 000756

TERCECER STUK BK 8595 XD. No uji BN 41419 A. AN CV Putra Pasaman. Alamat Medan. Merk Mitsubishi

Ijazah Asli Sekolah Menengah Kejuruan Swasta Yapim Biru Biru Program 3 tahun Tahun Pelajaran 2017/2018 Atas nama: Daniel Roberto Sitanggang dengan No Induk Siswa Nasional 0008889896 dan No peserta Ujian Nasional 4-18-07-09-138-007-2 Hilang di antara Jalan Pasar 1 Sidomulyo 190851 hingga Pasar Biru-Biru

HILANG/TERCECER

TERCECER STUK BK 9339 EK. No uji AB 71C17007073 AN CV Star Medan Jaya. Alamat Medan. Merk Mitsubishi

TERCECER STUK BK 1469 UD. No uji AB 01035241 VN. AN KPUM. Alamat Medan. Merk Suzuki

TERCECER STUK BK 8840 LL. No uji JKT 571737 AN Lie Lie Tju. Alamat Medan. Merk Mitsubishi

190860

Akte Pelepasan Hak dengan Ganti rugi dari Setia Darmawan dan Dewi Hariati kepada Wahyudiansyah, tgl 05 Januari 2007, yg dibuat dihadapan Notaris NIDA HUSNA,SH. Atas tanah seluas 420m, berlokasi Desa Marindal I Dsn I Kec Patumbak 190855

BERITA KEHILANGAN Satu Akta Pelepasan dan Penyerahan dengan Ganti Rugi No. 663/3/MMT/ 1980 Atas nama Nasrudin, terletak di Desa Simalingkar B. Kecamatan Medan Tuntungan 000755

TERCECER Surat Tanah SK Camat An M.Salim. Alamat Pasar 1 Sei Sikambing B Ukuran 7x35m Hp: 0 8 1 9 9 0 5 0 9 2 8 8 190828

190859

TERCECER

190863

190862

TELAH TERCECER/HILANG

190861

TELAH TERCECER

1(satu) Lembar SIPTB No 511.3/10110/PDPKM An Mulyono. Tercecer di Jl Sutomo Medan 190853

TERCECER STUK BK 8595 XD. No uji BN 41419 A. AN CV Putra Pasaman. Alamat Medan . Merk Mitsubishi

-Akta Perseroan Terbatas: Nomor 55, tgl 25 Agustus 2006, yang dibuat di Hadapan Notaris Diana Nainggolan, SH -Akata Perubahan/Berita Acara Rapat: Nomor 103, tgl 10 Juni 2008, yang dibuat dihadapan Notaris Diana Nainggolan, SH -Akta Pernyataan Keputusan RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM BIASA “PT BANGUN SUKSES BERJAYA”, dengan nomor: 111/tgl 18 Mei 2018 yang dibuat di hadapan notaris Nurlinda Simanjorang, SH 190845

190863

LOWONGAN

PENDIDIKAN

BIMBINGAN BELAJAR TIDAR TERI AP ASAN DENGAN MA OLAH KEDIN APAA YANG AKAN DIUJIKAN MATERI KEDINASAN SEKOLAH BIMBINGAN/PELATIHAN TIHAN SEK BIMBINGAN/PELA 1. CPNS (Calon Pegawai Negeri Sipil) Materi :TKD dengan CAT-BKN (Komputer) 2.. IPDN : 42 Orang ( Sumatera Utara 41 Orang dari Kuota 97 Orang) (1 Orang dari Sumatera Barat)] 3. AKMIL, AKPOL, AAU, AAL : 12 Orang 4. STTD, ATKP, STIP : 9 Orang 5. BINTARA POLRI : 17 Orang 6. POLTEKIP, POLTEKIM : 6 Orang 7. PKN STAN : 5 Orang 8. SMA UNGGULAN (DEL, SOPO, SURUNG, MATAULI, EFARINA, TARUNA NUSANTARA) : 17 Orang

PROPERTY DIJUAL RUKO 2 LT BARATA Jl Kereta Api No 84 Medan Barat Kota Medan SHM No 210. 0888 6329 5523 Hub:0888

190858

*DIJUAL RUMAH* Rumah di Medan Baru, luas +/- 1450m, lebar 35.5 x panjang 39.5m *HITUNG TANAH* walau sdh ada 11 kamar kos. Harga Rp. 3.5 juta/meter Hub: * 0 8 2 1 9 9 9 9 9 3 0 8 *

DIJUAL SEGERA RUMAH & RUKO (BANGUNAN 2011)

DIJUAL

Lokasi Daerah Industri Mabar Jln. Rumah Potong Hewan No. 58 Mabar, Medan Hub TP 082360094975 – WA 085220440938/serius

Kebun Sawit 2,5 Hektar. Lokasi Besitang Harga: RP. 450Jt TP. Hub. Muhammad Zein Hp. 085366357336 190757

DIJUAL Rumah Jalan Eka Rasmi Gg. Eka Dahlia No. 15 Luas Tanah 242 m2, 3 Kamar tidur, 3 Kamar mandi, SHM Hubungi: WA: 081262054819 HP: 081265322436

DI J U AL RU M AH Jalan Sembada XVII No.2, 1 Lantai, Luas tanah 237 m2, 3 Kamar Tidur, 1 Kamar Mandi Hubungi : WA : 081361456575 HP P.. : 0 8 5 2 7 6 9 1 4 3 4 9 082167551019

DI J U AL RU M AH Jalan Sembada XVII No.8 Komplek Koserna Medan, 1 1/2 Lantai, Luas tanah 259 m2, 4 Kamar Tidur, 2 Kamar Mandi (SHM) Hubungi : WA : 0 8 1 3 6 1 4 5 6 5 7 5 HP P.. : 0 8 5 2 7 6 9 1 4 3 4 9 082167551019

DIJUAL RUKO 2 TINGKAT SHM No 157 Jl Vetran Psr 9 Luas 74m² pinggir pasar Deli Serdang. Hub : 088863295523

190858

DIJUAL RUKO Gandeng SHM No 839 Jl Pancasila No 25, Kel Tegal Sari Mandala III Kec Medan Denai 0888 6329 5523 Hub:0888 190858

SHM No : 857 BPN Kota Medan IMB No : 648/1482, Bangunan dan Pagar Luas Tanah : 15,5m x 45m Luas Bangunan Rumah : 13,5m x 19m Luas Halaman : 6,5m x 23m-Hal.Ruko 9x7m knpi Kmr tdr Utama : 4m x 8m AC (kmd dlm) Kmr tdr anak : 2x (3.5m x 4.5m)AC Ruang Keluarga : 4,4m x 8,5m AC Ukuran 2 pintu ruko bertingkat: 2x (8,4m x 11m) Listrik PLN Rumah 3500W, Ruko 900W PAM Tirtanadi, Rumah dan Ruko Pagar depan keliling Stainless Stell HASIL PENJUALAN INSYA ALLAH 100% Untuk Membangun Masjid/Madrasah 190806

DI JUAL Tanah jalan flamboyan II tanjung selamat, luas 17 Ha Sertifikat Hak Milik 082162292521/ 08126084281

ALAT MUSIK

190767

PERABOT

BUTUH DANA Pinja m a n Se m e nt a ra Bunga 5 % H a nya a da di

NAMA - NAMA MEREKA DIATAS ADA DI INSTAGRAM & FACEBOOK BIMBEL TIDAR Anda ingin seperti mereka? Bergabunglah di BI M BEL T I DAR

P TT.. P R S M U LLTT I F I N A N C I A L

Kunjungi Kami di Instagram & Facebook: bimbeltidar “Sukses Bersama Kami “

Jalan Nibung Raya no.237 Medan, Anggunan BPKB semua tahun. Info lebih lanjut Hub: 0 8 1 3 6 1 7 8 0 3 4 8 190618 0812 6207 7371

BUTUH UANG TUNAI PENGOBATAN PUSA AL PUSATT AHLI TERAPI ALA ALATT VIT VITAL

Proses 1 hari cair. Jaminan SHM, SK Camat & HGB. Hub : M a r t i n 0812 6515 0377

Kirim Format Iklan Anda Dalam Bentuk JPEG Atau Ai

00001

PALING SPEKTAKULER DARI PELABUHAN RATU PANTAI SELATAN DITANGANI LANGSUNG OLEH BPK. UMAR & A.AZIS

A CEP ANG AN GAMP AT D CEPA ANA GAMPANG DAN DAN

B-70/DSP.5/II/2007

1 (Satu) Hari Cair Jaminan SHM, SK Camat Lokasi Medan, L. Pakam, Binjai, Deli Serdang. Hub. ALI 0 8 1 3 9 6 8 0 3 7 7 7

Melayani Berbagai Macam Keluhan: K H U SU S PRI A - Ejakulasi dini, Lemah Syahwat - Impotensi, Spilis/Raja Singa - Ereksi tidak maksimal, Diabetes, Tahan lama - Besar/Panjang K H U SU S WAN I T A - Memperbesar payudara - Kangker Payudara - Ingin mempunyai keturunan, dll. - Terapi perawan/Virgin - Kista, lemah kandungan

0813.8042.6253 - 0821.6656.4513 Ala m a t Pra k t e k : J ln. SM Ra ja N o. 1 3 4 M e da n (De pa n T a m a n M a k a m Pa hla w a n) Sa m ping Ge dung Da k w a h M uha m m a diya h)

MINI & EFEKTIF IKLANKAN PRODUK ANDA

E-mail: iklanminiwaspada@yahoo.co.id

Iklankan Produk Anda Disini...!! Murah & Berkualitas Raih Sukses Bersama Kami...

Garda Pemuda Nasdem Sumut dan Medan Apresiasi Hasil Kongres *Surya Paloh Terpilih Lagi, Prananda Ketua Bappilu NasDem MEDAN (Waspada): Pasca berakhirnya kongres Partai NasDem di Jakarta, sosok Surya Paloh terpilih kembali menjadi Ketua Umum Partai NasDem dan sang putera, Prananda Surya Paloh menjadi Ketua Koordinasi Bidang Pemenangan Pemilu.

Ketua DPD Garda Pemuda NasDem Kota Medan, Habiburrahman Sinuraya mengatakan pihaknya mengapresiasi atas terpilihnya kedua sosok tersebut. Ia berharap seluruh hasil kongres tersebut mampu membawa NasDem menjadi

partai pemenang di tahun 2024. "Tugas kami akan semakin berat di mana harus memenangkan pemilu dan Garda Pemuda NasDem menjadi ujung tombak pada pilkada 2020 dan 2024 nanti," katanya, Selasa (12/ 11).

Waspada/Ist Ketua Koordinasi Bidang Pemenangan Pemilu Nasdem Prananda Surya Paloh diabadikan bersama Ketua Garda Pemuda NasDem DPW Sumatera Utara, Defri Noval Pasaribu dan Ketua DPD Garda Pemuda NasDem Medan, Habiburrahman Sinuraya, beberapa waktu lalu.

Habiburrahman yang juga Bendahara Fraksi Partai NasDem di DPRD Medan itu, ke depan pihaknya akan melakukan korwil di tingkat provinsi hingga daerah. "Kami akan membahas mengenai adanya penambahan struktur baru di tubuh kepengurusan," tambahnya. Sementara itu, Ketua Garda Pemuda NasDem DPW Sumatera Utara, Defri Noval Pasaribu mengatakan, Surya Paloh menempatkan anak-anak muda, kaum milenial duduk mengisi posisi strategis untuk lima tahun mendatang. Ia mengatakan dalam susunan pengurus hasil Kongres II Partai Nasdem, tak kurang 40 persen kaum millennial mengisi posisi strategis Partai NasDem. “Hal ini membuktikan bahwa partai NasDem berpandangan visioner. Dengan mempercayakan kaum millennial untuk ikut andil dalam kemajuan partai dan kemajuan bangsa," katanya. Di antara kaum millennial, ungkap Defri, yang masuk dalam struktur pengurus Partai NasDem tercatat, selain sosok

Prananda Surya Paloh juga ada Martin Manurung yang didaulat sebagai Ketua Bidang Hubungan Luar Negeri. Juga Ivan Hoe Cemen sebagai Ketua Bidang Sayap Partai dan M. Hairul Amri sebagai Ketua Bidang Pemuda Partai NasDem, juga Rositas Usman yang dipercaya menjadi Koordinator Bapilu Maluku – Maluku Utara. “Dengan komposisi dan memberikan kesempatan bagi kaum muda, kita yakin Partai NasDem akan menjelma menjadi partai modern yang konsisten untuk Restorasi Indonesia Maju dan bekerja keras dalam mewujudkannya,” jelasnya. Dikatakan, selama ini partai berbasis massa tradisional belum melakukan regenerasi. Baginya, NasDem membuktikan bahwa partai tersebut terbuka bagi kaum muda untuk berbuat bagi Indonesia. “Seluruh struktur partai di wilayah, mulai dari pengurus ranting partai sampai ke wilayah provinsi, Partai NasDem telah mempercayakan kaum millennial untuk berkiprah dalam politik,” pungkasnya. (Cat)

IKA SMA Josua Gelar Mubes Pertama Medan (Waspada): Ikatan Keluarga alumni (IKA) SMA Josua Medan akan menggelar Musyawarah Besar (Mubes) pertama, ungkap Dr.Drs Arsyad Lubis MM, Ketua IKA Josua Medan di kantor Dinas Pendidikan Sumut Jumat (8/11). Menurutnya, mubes akan digelar Sabtu 16 November 2019 di Hotel Grand Antares Medan Mubes ini untuk melaksanakan

amanah organisasi dalam rangka silaturahim dan konsolidasi karena IKA Josua semakin berkembang dan bertambah keanggotaan, terhitung dari alumni tahun 1964 hingga alumni tahun 2012. Mubes iniakan dihadiri 100 peserta yang terdiri dari peserta mubes dan peninjau 3 orang yang mewakili alumni masing masing, ungkapnya didampingi

Ir. Edward P Hutagalung dan Anas Parlindungan sekretaris umum. Panitia pelaksana M.azwar s.sos menjelaskan kesiapan tekhnis sudah maksimal dan tinggal menunggu hari pelaksanaan. Agenda mubes untuk memilih ketua IKA Josua dan memilih formatur untuk menyusun komposisi kepengurusanperiode 20192024.(m44)


Universitaria

A6

WASPADA Rabu 13 November 2019

English Expo Digelar

SUARA AKADEMIK

PRODI Bahasa dan Sastra Inggris FBS Unimed menggelar English Expo 2019, Senin (11/11) di pelataran FBS Unimed. English Expo merupakan acara tahunan diselenggarakan oleh HMJ Bahasa dan Sastra Inggris yang bertujuan juga untuk menampilkan produkproduk dari proses pembelajaran yang di dapat di kelas. English Expo 2019 kali bertajuk: “Shining Vintage Light an Old for A Long Time to Catch A Golden Star of Harmony”. English Expo diselenggarakan selama dua hari dengan berbagai kegiatan seperti Cosplay, exhibitions, drama, puisi musical dan kunjungan english ambassador. Kegiatan dibuka Dekan FBS Dr. Abdurrahman Adisaputera, M.Hum. Ia mengatakan, acara ini merupakan suatu rangkaian kegiatan yang menampilkan produk-produk dari proses pembelajaran KKNI. “Saya yakin dari kegiatan ini nantinya akan menampilkan hasil inovasi dan kreasi mahasiswa yang bagus dan menarik dan tentunya bisa membuat bangga civitas akademika FBS UNIMED,” ujar dekan FBS. Ketua Jurusan Bahasa Inggris Dr. Masitowarni Siregar, M.Ed. mengatakan English Expo tahun ini menampilkan bagaimana masa lalu English speaking country. Kegiatan English Expo 2019 dihadiri para wakil dekan dan mahasiswa. (m49)

Kemendikbud Dikti (eks) CEO GoJek: Kenapa resah? Dra. Roma Ayuni A. Loebis, M.A.

Waspada/M.ferdinan Sembiring

REKTOR UMSU, Dr. Agussani memimpin prosesi wisuda UMSU, Selasa-Rabu (12-13/11) di Seleckta Medan.

Waspada/ist

MAHASISWA FBS Unimed yang berhasil menorehkan prestasi lomba cipta puisi tingkat nasional.

Unimed Juara 2 Lomba Cipta Puisi Tingkat Nasional MAHASISWA Fakultas Bahasa dan Seni (FBS) Universitas Negeri Medan (Unimed) Annisa Ramadani Lubis Jurusan Sastra Indonesia meraih juara kedua Lomba cipta puisi tingkat nasional yang diselenggarakan oleh RuangKreasi.id. Ruang Kreasi.id adalah sebuah startup yang bergerak dibidang pendidikan dan pengembangan kreatifitas pemuda. Lomba cipta puisi diikuti oleh berbagai kalangan mulai pelajar, mahasiswa maupun umum. Dekan FBS Dr. Abdurrahman Adisaputera, M.Hum. mengucapkan selamat kepada Annisa yang telah menorehkan prestasi juara kedua pada lomba cipta puisi tingkat nasional. “Semoga prestasi ini dapat memberikan stimulasi bagi mahasiswa lainnya untuk berkreasi dan berprestasi sesuai dengan bidangnya,” katanya. Dia mengaku,pihaknya selaku pimpinan FBS akan terus mendorong prestasi mahasiswa melalui bimbingan dan motivasi dalam meningkatkan kemampuan dan prestasi akademik (m49)

L2Dikti: Lulusan UMSU Paling Cemerlang LULUSAN Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) memiliki reputasi tingkat Sumatera Utara, nasional hingga internasional. Untuk itu wajar mahasiswa dan lulusannya disebut paling cemerlang di antara lulusan perguruan tinggi lainnya. Kepala L2Dikti Sumut Prof Dian Armanto, M.Pd., P.hD mengatakan indikator kecemerlangan yang dimiliki oleh para lulusannya karena UMSU memiliki tata kelola yang unggul dengan Akreditasi A. “Memang lulusan UMSU paling cemerlang di Sumatera Utara, bersyukurlah masyarakat dapat kuliah di UMSU,” kata Prof Dian Armanto pada acara wisuda di Gedung Selecta Jl Listrik Medan, Selasa (12/11). Selain Rektor UMSU Dr Agussani, MAP, turut hadir Sekretaris PP Muhammadiyah Dr. Agung Danarto, MA, Badan Pembina Harian UMSU Prof Dr Nawir Yuslem, Pimpinan

Wilayah Muhammadiyah Sumut Prof Dr Ibrahim Gultom, WR I Dr Muhammad Arifin Gultom, M.Hum, WR II Dr Akrim, M.Pd, WR III Dr Rudianto, M.Si, pimpinan Aisyiyah Sumut, Ortom Muhammadiyah serta sivitas akademika termasuk dosen tamu dari AS Rosetta. Menurut Prof Dian Armanto, UMSU juga memiliki SDM dosen yang S3 serta memiliki kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang berani menggelontorkan dana penelitian Rp2 miliar pertahun. Dengan demikian, lanjutnya, UMSU menjadi perguruan tinggi yang mampu menciptakan lulusan dengan SDM yang unggul. L2Dikti, menyambut baik UMSU yang akan membuka perkuliahan jarak jauh karena UMSU satusatunya PTS di Sumut yang terakreditasi A. PJJJ dilaksanakan dalam rangka menyahuti angka penduduk yang bisa kuliah. Prof Dian Armanto mengakui kesuksesan lulusan ke depan karena UMSU memiliki 4 hal yakni mahasiswa dan lulusan-

nya diberi aplikasi teknologi, ilmu, mampu menyelesaikan masalah dan memiliki rasa tanggungjawab. Sekretaris PP Muhammadiyah Dr Agung Danarto mengatakan kehidupan akademik di UMSU terus berkembang dan maju. UMSU, lanjutnya, telah menjadi rising university. Pengakuan UMSU yang luar biasa ini, dari pemerintah dan masyarakat menjadikan Perguruan Tinggi Muhammadiyah ke-5 di Indonesia yang meraih Akreditasi A dan menjadi PTM andalan di pulau Sumatera. Dia berharap kepercayaan pemerintah dan masyarakat terus ditingkatkan sehingga sukses menuju The World Class University pada tahun 2023. PP Muhammadiyah bangga dengan perkembangan UMSU dengan jumlah mahasiswa dan lulusannya yang berkualitas serta mampu bersaing di pasar kerja. Sementara Rektor UMSU Dr Agussani, MAP sebelum melantik dan mewisuda para

lulusannya mengatakan, pada akhir tahun ini, UMSU memiliki 53 dosen bergelar doktor baru. SDM doktor yang baru tersebut, lanjutnya, akan memperkuat dan meningkatkan mutu lulusan ke depan. Rektor mengucapkan terimakasih kepada masyarakat yang mempercayakan anaknya kuliah di UMSU. Saat ini, lanjutnya, mahasiswa UMSU banyak yang magang bersertifikat di BUMN. Selain itu, meraih banyak prestasi yang membanggakan di tingkat regional, nasional dan internasional. Pada acara wisuda ini rektor memperkenalkan dosen tamu dari Amerika Serikat yang khusus untuk mengajar di UMSU selama 1 tahun. Kehadiran dosen Rosetta yang mengunakan keredung itu, disambut meriah dan tepuk tangan dari wisudawan dan para orangtua. Secara perlahan tapi pasti UMSU akan menujuWorld Class University ditandai dengan mulai ramai mahasiswa dari Taiwan, Kamboja dan Thailand belajar di UMSU. (m49)

Waspada/ist

FGD pengembangan kewirausahaan dalam meningkatkan jumlah wirausaha di kalangan mahasiswa.

LPPM Unimed Dorong Mahasiswa Berwirausaha PUSAT Inkubator Bisnis dan Kewirausahaan LPPM Universitas Negeri Medan (Unimed) sukses mengadakan FGD pengembangan kewirausahaan dalam meningkatkan jumlah wirausaha di kalangan mahasiswa. Kegiatan itu berlangsung di Aula LPPM, Lantai II Gedung LPPM Unimed (7/11). Hadiri dalam acara itu, para pengelola Pusat Inkubator Bisnis dan Kewirausahaan. Sedangkan peserta yang dilibatkan untuk tahap awal sebanyak 42 mahasiswa yang berasal dari 7 fakultas. FGD dibuka Sekretaris LPPM Unimed, Dr. Hesti Fibriasari, S.Pd. Dalam arahannya Hesti mengatakan, kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka meningkatkan jumlah dan potensi mahasiswa Unimed untuk menjadi wirausaha yang mandiri. “ Kita akan memberikan pendampingan melalui pusat inkubator bisnis dan kewirausahaan ini dalam membimbing mahasiswa untuk mengembangkan ushanya sehingga dapat tumbuh dan berkembang sehingga dapat mandiri,” katanya. Melalui pusat inkubator ini, sebutnya, wirausaha mahasiswa dalam level star up akan dibina sehingga mampu bersaing dengan wirausaha lainnya. “Kita harapkan melalui kegiatan inkubasi akan meningkatkan jumlah mahasiswa yang berwirausahaan sesuai target jumlah mahasiswa dilingkungan Unimed. Oleh karena itu, hasil FGD ini akan menjadi masukan untuk pengembangan program inkubasi serta kegiatan-kegiatan yang diperlukan untuk pengembangan kewirausahaan di Unimed,” ujarnya. Dadang Mulyana, M.Pd kepala Pusat Inbukator Bisnis dan Kewirausahaan Unimed mensosialisasikan fungsi dan peran inkubator bisnis dan kewirausahaan dalam upaya pendampingan wirausahan mahasiswa untuk menjadi tenan in wall maupun out wall sehingga setelah mengikuti pendampingan wirausahaa mahasiswa akan mampu mandiri dan usahanya berkembang. Akhir diskusi para peserta menymapikan harapan untuk kelanjutan kegiatan FGD ini adalah perlunya penguatan kemampuan dalam pembuatan rencana bisnis, penguatan manajemen keuangan karena laporan keuangan merupakan salah satu syarat administrasi untuk pengajuan hibah. Diharapkan juga melalui pengisian form data wirausaha mahasiswa dapat dipetakan potensi dan jumlah wirausaha mahasiswa dilingkungan Unimed, sebagai basis data untuk pengembangan kewirausahaan di lingkan Unimed. (m49)

Pengukuhan Kadet Prala Dan Pelantikan Perwira Muda AMI PARA kadet dan perwira muda pelayaran besar Akademi Maritim Indonesia (AMI) Medan, diingatkan bahwa ijazah laut ATT III untuk jurusan Teknika dan ANT III jurusan Nautika adalah berlaku secara internasional. Ini artinya ada peluang kerja yang begitu banyak untuk bisa bekerja di perusahaan dalam negeri atau perusahaan luar negeri. Tinggal bagaimana kita mempersiapkan diri sebaikbaiknya menghadapi tantangan dan peluang yang sudah di depan mata. Demikian disampaikan Direktur Akademi Maritim Indonesia (AMI) Medan, Capt Dafid Ginting MMAR MSi, Senin (11/11), dihadapan para kadet, perwira muda dan orangtua wisudawan saat pengukuhan kadet praktik laut (Prala) dan pelantikan perwira muda jurusan teknika dan nautika AMI Medan, di kampus tersebut. Pada kegiatan itu diumumkan kadet laut berprestasi yang diraih Dicky Wahyudi Daulay dengan IP 3.40 dari jurusan Teknika, dan Maya Arnita dengan IP 3.66 dari jurusan Nautika. Dafid mengatakan para kadet dan perwira muda agar mengambil beberapa sertifikat, seperti MFA, AFF, MC, OT, Radar Arpa, GMDSS, ORU atau yang lainnya.

“Sertifikat-sertifikat ini wajib karena pendidikan maritime harus mengikuti aturan internasional yang dituangkan dalam Organisasi Maritim Internasional (IMO) yang tertulis dalam Standard of Training, Certification and Watchkeeping for Seafarers (STCW) 78 amandemen 2010,” kata Direktur AMI Medan ini/ Menurut Dafid, mengingat ijazah ANT III dan ATT III berlaku secara internasional, maka sejak 2014 salah satu syarat

yang harus dipenuhi calon taruna AMI Medan, adalah bahasa Inggeris yang harus memiliki TOEFL minimal 450. Dafid mengatakan, AMI Medan adalah satu-satunya Perguruan Tinggi Maritime swasta di Pulau Sumatera yang sudah mendapatkan approval dari Dirjen Perhubungan Laut. Sementara itu, Ketua Pembina YPM, Yuris Danilwan SE, MSi, PhD mengatakan, pengukuhan kadet dan pelantikan perwira muda pelayaran besar

kali ini mencetak sejarah, karena para taruna jurusan Nautika yang dikukuhkan 99% berhasil melampui hanya satu kali ujian saja, sedangkan taruna jurusan Teknika tingkat kelulusannya mencapai 86%. “Ini merupakan kado terbaik yang diterima AMI Medan pada HUT-nya ke 59. Kita harapkan tahun mendatang para taruna bisa mencapai tingkat kelulusan 100% hanya dengan sekali ujian saja,” tutur Yurisdanilwan.(cwan)

Waspada/Ist

YURISDANILWAN dan Dafid Ginting mengikuti pedang pora sebagai tanda berakhirnya pengukuhan kadet Prala dan pelantikan perwira muda.

Peringati Hari Pahlawan

Rektor Ajak Civitas UISU Jadi Pahlawan Masa Kini REKTOR Universitas Islam Sumatera Utara (UISU), Dr. H. Yanhar Jamaluddin, MAP mengajak seluruh pimpinan dan civitas akademika UISU untuk berbuat, beker-

jasama mewujudkan visi UISU menjadi perguruan tinggi yang islami, handal, teruji dan bermartabat mulai, dicintai oleh masyarakat dan diridhoi Allah SWT.

Waspada/M.Ferdinan S

REKTOR UISU, Dr. H. Yanhar Jamaluddin, MAP bertindak sebagai inspektur Upacara peringatan Hari Pahlawan memberikan hormat pengibaran bendara merah putih.

Rektor Dr Yanhar Jamaluddin menegaskan hal itu saat memberikan sambutan sebagai inspektur Upacara peringatan Hari Pahlawan Senin (11/11) di halaman Kampus Jalan SM Raja Medan. Rektor mengajak seluruh civitas akademika untuk memaknai hari pahlawan dengan wujud nyata, bekerja dan bekerja membangun negeri menuju Indonesia maju. “Saudara sebangsa dan setanah air, hari pahlawan kiranya bukan hanya bersifat seremonial semata tetapi dapat diisi dengan berbagai akifitas yang dapat menyuburkan rasa nasionalisme dan meningkatkan rasa kepedulian untuk menolon sesama yang membutuhkan,”tegasnya. Dengan menjadikan diri sebagai Pahlawan masa kini, lanjutnya, maka permasalahan yang melanda bangsa dewasa

ini dapat teratasi. untuk itu marilah kita terus menerus berupaya memupuk nilai kepahlawanan agar tumbuh subur dalam hati sanubari segenap insan masyarakat Indonesia. Seruan itu disampaikan, rektor usai membacakan amanat Menteri Sosial Republik Indonesia. Peringatan Hari Pahlawan di UISU ditandai dengan pengibaran bendera merah puti dan lagu Indonesia raya, hening cipta pembacan Pembukaan UUD 1945, pesan para pahlawan bangsa, dan ditutup dengan doa bersama dipimpin Dr H Sazli, MA.Hadir dalam kegiatan upacara itu, Ketua Umum Yayasan UISU, Prof. dr. Ismet Danial, drg beserta jajaran pengurus lainnya. Selain itu, juga hadirWaki-wakil Rektor UISU, pimpinan Fakultas, Dosen, Pegawai dan Mahasiswa di lingkungan UISU serta unsur

siswa SMA. Rektor UISU, saat mengutip amanat Menteri Sosial RI menyatakan, setiap Hari Pahlawan kita diingatkan kembali kepada peristiwa pertempuran 10 November 1945 di Surbaya sebagai salah satu momen paling bersejarah dalam merebut kemerdekaan Indonesia. Pada pertempuran tersebut rakyat bersatu padu, berjuang, pantamg menyerah melawan penjajah yang ingin menancapkan kembali kekuasaannya di Indonesia. Dikatakannya, dengan Peringatan Hari Pahlawan diharapkan akan lebih menghargai jasa dan pengor-banan para pahlawan, sebagai-mana ungkapan salah seorang The Founding Fathers kita Bung Karno yang menyatakan bahwa . “Hanya bangsa yang menghargai jasa para pahla-

wannya dapat menjadi bangsa yang besar,”katanya. Selain itu, sambungnya, peringatan Hari Pahlawan kali ini diharapkan dapat membangkitkan semangat berinovasi bagi anak - anak bangsa untuk menjadi pahlawan masa kini, sebagaimana tema peringatan hari pahlawan masa kini. Menjadi Pahlawan Masa Kini dapat diakukan oleh siapapun warga negara Indonesia, dalam bentuk aksi - aksi nyata memperkuat keutuhan NKRI, seperti tolong menolong sesama yang terkena musibah, tidak melakukan provokasi yang dapat menggangu ketertiban umum, tidak menyebarkan berita hoax, tidak melakukan perbuatan anarkis atau merugukan orang lain dan sebagainnya.(m49)

Staf Pengajar Dept. S. Inggris, FIB-USU Dalam Kabinet Indonesia Maju 2019, ada terobosan baru yang dibuat Presiden Joko Widodo. Beliau menyatukan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan dengan Kementerian Pendidikan Tinggi. Hal ini agak mengejutkan masyarakat, khususnya masyarakat akademis di tingkat perguruan tinggi. Karena selama ini dalam paradigma sebagian masyarakat, pendidikan tinggi identik dengan riset dan teknologi. Apalagi dalam 4 tahun terakhir ini roadmap riset di perguruan tinggi telah tampak dalam berbagai bentuk penelitian dan pengabdian kepada masyarakat. Hal yang lebih mengejutkan lagi, tokoh yang dipilih bukan dari kalangan akademisi/ praktisi pendidikan, yakni Nadiem Makarimseorang pakar e-commercesi penggagas GoJek. Tanpa gelar Doktor apalagi Profesor, pemuda 35 tahun ini diberi kepercayaan oleh Presiden untuk mengurus sekitar 3,5 juta guru, 300 ribu lebih sekolah dan 50 juta lebih pelajar. Itu belum termasuk lebih 3000 unit pendidikan tinggi di Indonesia. Di kalangan netizen dan kaum milenial namanya tidak asing lagi, tapi di masyarakan akademiskehadirannya sempat menimbukan pro dan kontra. Dia dianggap tidak memiliki pengalaman di bidang pendidikan, padahal persoalan pendidikan (baik di tingkat sekolah dan pendidikan tinggi) saat ini masih kompleks. Dari mulai masalah kurikulum yang tidak kunjung usai, sistem Ujian Nasional (UN) yang terkesan tidak berpihak kepada siswa di sekolah terpencil, sistem seleksi penerimaan mahasiswa di perguruan tinggi yang berobahobah, hingga sebaran guru di Indonesia saat ini belum merata yang berdampak pada ketimpangan kualitas pendidikan antara daerah terpencil dan perkotaan. Dilihat dari tahun lahirnya, 1984, pak Menteri ini tergolong generasi iGen yakni generasi Internet, juga disebut generasi Milenial. Salah satu ciri generasi ini adalah lebih memilih telepon seluler (ponsel) dari pada televisi. Bagi mereka, ponsel merupakan sarana komunikasi tanpa batas dan pusat informasi tercepat. Mungkin itu sebabnya Nadiemagak lebih menekankanempat subjek yang dianggapnya bersifat mandatory (wajib) di sekolah yakni Bahasa Inggris, bahasa coding, statistik dan psikologi. Hal ini seiring dengan taksonimi Benyamin Bloom (1956)yang menyatakan bahwa proses berfikir tingkat tinggi (Higer Order Thinking Skills) meliputi kemampuan menganalisis (analyze), mengevaluasi (evaluate) dan menciptakan (create). Sehingga siswa tidak lagi hanya mengingat, memahami dan mengaplikasikan, tapi harus dapat menciptakan di era Revolusi Industri 4.0. HOTS malah sudah diterapkan Menristekdikti sebelumya di dalam soal SBMPTN 2019. Sejalan juga dengan kurikulum 2013 bahwa dalam proses pembelajaran berpusat pada siswa sehingga siswa dituntut aktif dalam mencari dan menemukan sendiri jawaban dari berbagai persoalan yang dihadapinya. Dikarenakan dalam ‘ruang internet’ dan ‘dunia cyber’ menggunakan bahasa Inggris dan dalam penciptaan diperlukan bahasa coding, mungkin itulah alasan Nadiem memberi penekanan kepada kedua ‘bahasa’ tersebut. Sejauh ini, Nadiemmemang belum menyentuh pendidikan tinggi. Kemungkinan hal ini disebabkan masa peralihan dari Kementerian Riset dan Teknologi (Kemenristek). Akan tetapi sebagai masyarakat akademik kita tidak sepatutnya resah. Kita tunggu saja gebrakan baru Nadiem dalam memajukan pendidikan tinggi Indonesia, baik dalam penataan sistem maupun SDMnya. Sebagai seorang guru dan dosen sejatinyatetap melaksanakan pengajaran, penelitian dan pengabdian serta meningkatkan kompetensi diri. Sehingga siapapun menterinya kita akan tetap mampu melaksanakan Tut Wuri Handayani secara berkesinambungan.===

USU Minta DGB Tingkatkan Penelitian DALAM rangka meningkatkan jumlah dosen peneliti dan menulis di jurnal ternasional, Dewan Guru Besar (DGB) Universitas Sumatera Utara (USU) menggelar “Pelatihan Penyiapan Manuscript Publikasi Internasional Bereputasi Bagi Guru Besar”. Narasumber Prof. Dr. Eng Khairurrijal, M Si, dari InstitutTeknologi Bandung, dan Prof. Dr. Erman Munir, M Sc, dari Lembaga Penelitian USU. Pelatihan berlangsung, Kamis (7/11),di Ruang Senat Akademik Gedung Biro Pusat Administrasi USU. Selain pelatihan, kegiatan juga disandingkan dengan rapat anggota DGB USU. Prof Dr Eng Khairurrijal, M Si, selaku Ketua LPPM ITB dan Profesor Fisika Material dan Instrumentasi FMIPA ITB dalam pemaparannya antara lain menyampaikan bahwa penulisan akademik itu bercirikan antara lain berpikir kritis dengan penekanan pada informasi jelas dan akurat dan memiliki gagasan yang disajikan secara logis. Kemudian, katanya, harus memerhatikan unsur tata bahasa/ gramatika, kefasihan gaya/ragam. Juga harus membubuhkan dokumentasi akurat untuk gagasan yang bukan milik sendiri (perujukan/citing, pengacuan/referring). Tulisan juga harus memerhatikan unsur efisiensi, yakni menghilangkan ikhtisar dan definisi dasar yang panjang dan tak perlu. Ia menjelaskan, artikel ilmiah dibedakan atas lima jenis, yakni ; Terobosan (breakthrough) atau memecahkan masalah terbuka yang telah lama sekali, Rintisan (ground-breaking) yakni membuka lapangan baru yang belum digali dengan baik, Penemuan (invention) inovasi cerdas yang menarik, Kemajuan (progress) yakni memecahkan masalah yang timbul dari pekerjaan/artikel sebelumnya, tinjauan (Review/Survey) yang menyatukan pekerjaan-pekerjaan terpisah dalam subyek tertentu dan berisi nilai tambah berupa kerangka dan taksonomi. Selain itu, Prof Khairurrijal juga memaparkan beberapa strategi penulisan makalah ilmiah di mana sangat dibutuhkan kebaruan ide dan pelaksanaan riset yang baik.Sementara Prof Erman Munir dari LP USU dalam kesempatan yang sama menyampaikan data terperinci terkait peringkat publikasi internasional yang diraih USU dari tahun ke tahun, dalam materi pemaparannya yang berjudul Kontribusi Guru Besar Terhadap Kinerja Publikasi USU. Prof Erman menyampaikan, bahwa salah satu prestasi terbaik yang pernah diukir USU adalah keberhasilan menduduki ranking 3 dalam daftar pemeringkatan Scopus Indonesia pada tahun 2018. Lalu pada tahun 2019 USU berhasil menduduki peringkat 1 pada pemeringkatan nasional Scimago. Serta ranking 4 dalam pemeringkatan Sinta selama tiga tahun terakhir.(m49)

Waspada/ist

WAKIL Rektor II USU Prof Dr dr Muhammad Fidel Ganis Siregar memberikan cenderamata kepada narasumber


WASPADA Rabu 13 November 2019

Legenda Rela Hilang Rekor Demi Jagoan Honda

FOX Sports

MADRID (Waspada): Sirkuit Ricardo Tormo di Valencia, Spanyol, akhir pekan nanti akan menyajikan seri ke-19 sekaligus pemberhentian terakhir balapan MotoGP musim 2019. Marc Marquez (Repsol Honda) telah jauh-jauh hari mengunci gelar juara dunia ke6 di kelas premier dan membawa Honda mengunci gelar konstruktor musim ini. Superstar asal Spanyol itu sebelum-

nya juga sudah mengoleksi dua gelar premier lainnya dari kelas 125 cc dan Moto2. Penampilan impresif Marquez (foto) sejak naik ke kelas utama pada 2013 membuat pembalap berjuluk The Baby Alien alias Si Bayi Ajaib itu diyakini mampu melewati rekor Giacomo Agostini yang mengoleksi 15 gelar juara dunia. “Saya bangga dengan rekor saya, tetapi jika Marc mengam-

Legimin Cs Optimis Atasi Martapura FC MEDAN (Waspada): PSMS Medan akan menghadapi Martapura FC dalam pertandingan kedua babak delapan besar Liga 2 Indonesia 2019 di Stadion Gelora Sriwijaya, Palembang, Kamis (14/11) besok sore mulai pukul 15.30 WIB. Kedua tim sama-sama belum meraih kemenangan pada laga perdana. PSMS masih lebih baik karena mampu bermain imbang 1-1 dengan Persik Kediri. Sedangkan Martapura FC harus menelan kekalahan atas Persita Tangerang 2-3. Kapten PSMS, Legimin Rahardjo, mengaku optimis skuad Ayam Kinantan mampu meraih hasil maksimal atas Martapura. Menurutnya, paling penting seluruh pemain bekerja keras dan mengikuti instruksi tim pelatih. “Insya Allah semua pemain sudah siap bertanding. Ini kesempatan PSMS untuk kembali ke kompetisi kasta tertinggi Indonesia. Makanya kesempatan ini tidak boleh disiasiakan, semua pemain harus berjuang maksimal,” ujar Legimin, Selasa (12/11). Legimin mengaku per-

siapan tim sudah dilakukan dengan baik dan semua pemain sudah melaupakan hasil laga sebelumnya. “Kami sudah lupakan hasil imbang kemarin. Sekarang fokus lawan Martapura dan kawan-kawan sudah siap untuk itu,” ucapnya. Hal senada dikatakan striker PSMS, Ilham Fathoni. Dia mengaku akan bermain habishabisan untuk membawa PSMS meraih tiga angka dari Martapura FC. Menurutnya, jika kembali gagal meraih kemenangan, maka pada laga ketiga akan semakin berat perjuangannya. “Lawan Martapura kami akan memperbaiki penampilan, karena kemenangan di laga kedua ini sangat penting untuk tim terus menjaga peluang melaju ke semifinal,” ujarnya. Perkuat Mental Pelatih PSMS, Jafri Sastra

mengaku tidak ingin para pemainnya merasa terbebani untuk meraih kemenangan di laga kedua nanti. Dia berharap seluruh pemain fokus dan berusaha menampilkan permainan terbaik. “Harus diakui memang pada laga-laga seperti ini mental pemain harus kuat. Kalau memang mereka punya keinginan PSMS musim depan main di Liga 1, Insya Allah mereka bisa dapat tiga poin (lawan Martapura FC),” ujar Jafri. Dikatakan, menjelang melawan Martapura FC, tim pelatih fokus memperbaiki mental dan kepercayaan diri Legimin Rahardjo cs. Pasalnya pada laga perdana sebelumnya dia melihat para pemain seperti kurang percaya diri. “Sekarang kita hanya memperbaiki mental bertanding dan kepercayaan diri pemain. Karena kalau kurang percaya diri jadi salah umpan, salah kontrol bola, sehingga imbasnya ke mental. Itu yang mau kita perbaiki untuk laga berikutnya,” ujarnya.

Mental dan kepercayaan diri pemain saat laga perdana kemarin memang tak sesuai yang diharapkan pelatih. Pemain seperti terlihat canggung dan berhati-hati memainkan bola. PSMS pun harus me-ngalami kebobolan di babak pertama. Memang mengawali laga perdana menurut Jafri tidak mudah. Siapa yang siap dan menguasai panggung babak perempatfinal dialah yang bisa memenangi pertandingan. Untuk itu, selain memperbaiki mental anak asuhnya, Jafri juga tak luput membenahi organisasi permainan. Kemungkinan juga ia akan melakukan rotasi pemain saat hadapi Martapura nanti. “Organisasi permainan kita sedikit benahi. Melihat pemain, apakah nanti ada yang dirotasi atau tidak, kita masih punya waktu latihan sehari lagi,” katanya. Usai meraih hasil imbang di laga perdana, tim Ayam Kinantan tak mau mendulang hasil yang sama. PSMS harus meraih kemenangan atas Martapura demi menjaga asa mereka lolos ke babak semifinal. Saat ini PSMS berada di posisi kedua klasemen Grup B dengan mengoleksi satu poin. Puncak klasemen dihuni oleh Persita Tangerang. (cat/C)

bil alih, itu tidak akan men-jadi sebuah drama. Dia masih muda, sebagai pembalap dia luar biasa,” ucap Agostini lewat Speedweek, Selasa (12/11). “Dia bahkan orang yang hebat. Dia punya waktu untuk mengaturdanmengunggulicatatan saya,” tambah legenda balap asal Italia 77 tahun tersebut. Agostini sepertinya sangat mengagumi megabintang berusia 26 tahun itu, sehingga dia rela kehilangan rekornya. “Bukankah sebuah rekor ada untuk diperbaiki? Saya selalu ingin berlomba dan menang. Saya harus berbohong jika saya mengatakan tidak menyesal dikalahkan Marquez,” jelasnya. Marquez menjuarai Moto

GP 2019 tanpa perlawanan berarti dari pesaingnya macam Alex Rins (Suzuki Ecstar), Valentino Rossi dan Maverick Vinales (Monster Energy Yamaha), hingga Andrea Dovizioso (Mission Winnow Ducati). Tapi masih akan ada pertarungan di sirkuit mungil sepanjang 4km di pinggir Laut Mediterania itu, karena GP Valencia akan menjadi kesempatan pamungkas Marquez untuk mengawinkan Tiga Mahkota bagi Honda. Kini Repsol Honda tertinggal hanya dua poin dari Ducati Team di klasemen tim. Dovizioso yang menjadi juara diValencia tahun lalu, dan rekan satu timnya Danilo Petrucci, tentunya tak akan mem-

biarkan gelar tim terbaik direbut oleh sang tim rival. Tentu akan menjadi tugas berat bagi Marquez di saat Jorge Lorenzo masih berkutat dengan cedera dan proses adaptasi dengan Honda. Bahkan ketika Honda dan

Ducati menjalani pertarungan final, Yamaha ingin menjaga momentum setelah Vinales membawa pulang trofi juara di Sepang. Rossi juga menikmati pertarungan dengan Dovizioso untuk podium dua pekan lalu. (m15/spw)

10 Besar Klasemen Pembalap MotoGP 2019 Marc Marquez Andrea Dovizioso Maverick Vinales Alex Rins Danilo Petrucci Fabio Quartararo Valentino Rossi Jack Miller Cal Crutchlow Franco Morbidelli

Spanyol Italia Spanyol Spanyol Italia Prancis Italia Australia Britania Italia

Honda Ducati Yamaha Suzuki Ducati Yamaha Yamaha Ducati Honda Yamaha

395 poin 256 201 194 176 172 166 149 133 115

Sumut Sabet 17 Medali Peparpenas 2019 MEDAN (Waspada): Kontingen Sumatera Utara meraih 17 medali pada Pekan Paralimpik Pelajar Nasional (Peparpenas) IX/2019 di Jakarta yang berakhir Selasa (12/11). Sumut secara rinci merebut 3 medali emas, 10 perak, dan4perunggumenempatiposisi ke-11. Pada hari terakhir, Sumut mampu menambah tiga perak dan satu perunggu. Tiga medali perak disumbangkan Fransiskus Zebua di nomor lari 200 meter T11-12 putra,Yayukari Mendrofa di catur klasifikasi B1 dan Rizky di nomor lari 200 meter T46 putra. Jugatambahanmelaluiperunggu melalu Reza Aulia di nomor lompat jauh T44 putra. Ketua Kontingen Sumut Ramdoni didampingi Kasi Pendidik dan Sentra Olahraga Dispora Sumut Johan Erik Purba menilaiseluruhatletSumutsudah berjuang maksimal dalam perebutan medali. Meski pada haripelaksanaanbanyakmasalah non teknis terjadi di lapangan, para patriot difabel Sumut masih bisa merebut medali. “Saya berterimakasih atas perjuangan keras para atlet dan pelatihdisemuacabangolahraga. Alhamdulillah kita bisa meraih 17 medali pada Peparpenas tahun ini dan semoga ke depan bisa lebih baik lagi,” ucapnya. Dijelaskan,Peparpenastahun ini Sumut mengirim 20 atlet di lima cabang olahraga. Atletik menyumbang 2 emas, 9 perak,

Waspada/ist

KONTINGEN Pepapernas Sumut diabadikan bersama. Sumut membawa pulang 17 medali. 4 perunggu. Catur juga menyumbangkan 1 emas dan 1 perak, sementara bulutangkis, bocia, dan renang belum bisa mempersembahkan medali. Diakui Ramdoni, catur dan atletik memang menjadi andalan Sumut untuk meraih medali. “Bagi peraih medali saya harap mereka tetap giat berlatih dan tidak cepat berpuas diri. Bagi yang gagal jangan berkecil hati, jadikan

ini sebagai pengalaman meraih prestasidieventyangakandatang dengan terus meningkatkan kemampuan,” ucapnya. Walau cabor atletik menjadi penyumbang medali terbanyak bagi Sumut, pelatih atletik Sumut Ahmad Zaki akan melakukan evaluasi terhadap penampilan para atletnya. Diakui Zaki, tensi dan persaingan tahun ini lebih sengit

ketimbangpelaksanaansebelumnya, seperti di tuna netra T11 dan T12 putra. Di satu sisi, ada juga sejumlah nomor yang memberi kejutan terutama nomor lari T44 putra, Rizki mampu meraih 1 emas dan 2 perak. “Semua akan kita evaluasi, baik ada target yang tercapai atau belumberhasildipenuhi.Tapikita cukup puas,” kata Zaki . (cat)

ASKI Sumut Gelar Kejurda Karate

Antara

PELATIH Timnas U-23 Indonesia, Indra Sjafri (kiri) memberi arahan saat memimpin latihan di Lapangan Gelora Samudra, Kuta, Bali, Selasa (12/11).

Pembuktian Kualitas Timnas U-22 Lawan Iran Sore Ini JAKARTA (Waspada): Pelatih Timnas U-22 Indonesia, Indra Sjafri, mengatakan pertandingan skuadnya versus Iran dalam laga persahabatan di Stadion Kapten IWayan Dipta, Bali, Rabu (13/11), menjadi ajang pembuktian kualitas para pemainnya. Menurut Indra, ada beberapa pemain yang dinilainya belum menunjukkan performa maksimal selama pemusatan latihan. “Kami memberikan kesem-patankepadapemainyang kualitasnya perlu kami lihat lebih dalamlagi,”ujarIndraSjafri,Selasa (12/11).

Oleh karena itulah, juru taktik asal Sumatera Barat itu akan memaksimalkan pergantian enampemain,jumlahpergantian yang disepakati dengan Iran persahabatan nanti. Akan tetapi, Indra menegaskan kebijakan tersebut tidak berlaku saat menghadapi Iran di pertandingan ujicoba kedua di Stadion Pakansari, Cibinong, Jawa Barat, Sabtu (16/11). Pria yang membawa Indonesia juara Piala AFF U-19 2013 dan Piala AFF U-22 2019 tersebut inginmembuatpartaidiPakansari benar-benar menjadi ‘geladi

bersih’ sebelum Timnas U-22 berangkat ke SEA Games 2019 yang digelar di Filipina. “Pertandingan di Pakansari menjadi simulasi terakhir untuk cara bermain kami sebelum berangkat ke Filipina. Di sana kami hanya mengganti tiga pemain,” tutur Indra. Timnas U-23 Iran akan menghadapiIndonesiadalamdua laga ujicoba menjelang SEA Games2019yaknipadaRabu(13/ 11) di Stadion Kapten I Wayan Dipta,Gianyar,BalidanSabtu(16/ 11)diStadionPakansari,Cibinong. Kedua pertandingan ini dimulai

M E D A N ( Wa s p a d a ) : Akademi Seni-Beladiri Karate Indonesia (ASKI) Sumut siap menggelar kejuaraan daerah (Kejurda) karate pada Jumat (15/11) dan Sabtu (16/11) di Rumah Gadang BM3, Jl Adinegoro Medan. “Tuan rumah untuk Kejurda pertama ini Pengurus Cabang (Pengcab) Medan. Kejurda ini memperebutkan trofi Ketua Umum ASKI Sumut H Zonny Waldi,” ujar Ketua Pengcap ASKI Medan Sinsei Dedi Sucipto didampingi Ketua Panitia pada pukul 16.30 WIB. Pertandingan sepakbola putra SEA Games 2019 di Filipina berlangsung mulai 25 November 2019. Timnas U-22 Indonesia yang ditargetkan meraih medali emas bergabung di Grup B bersama Laos, Singapura, Brunei Darussalam,Vietnam dan juara bertahan Thailand. Laga perdana Indonesia bergulir pada 26 November 2019 melawan Thailand. (m42/ant)

Kejurda Bripka Jefri Manurung, Sekretaris Panitia Ir Khairi Amri dan Bendahara Panitia Siti Aisyah di Medan, Selasa (12/11). Dijelaskan, Kejurda akan diikuti sekira 300 karateka dari berbagai Pengcab, yakni ASKI Bea Cukai, Lapas dan Satpol PP di Sumut. “Kejurda ASKI Sumut ini merupakan perhelatan pertama di Kota Medan dan akan dibuka Ketua Pengprov ASKI Sumut Zonny Waldi,” ujarnya. Disebutkan, selain memperebutkan trofi Ketua Umum

ASKI Sumut, Kejurda bertujuan mendapatkan atlet-atlet karateka yang mumpuni dan berjiwa besar, sekaligus per-siapan menuju Kejurnas ASKI yang akan digelar tahun depan di Kota Solo. “Kami berharap dengan gelaran Kejurda ini dapat menjaring atlet-atlet muda potenisal yang nantinya mampu mengharumkan nama Sumut, khususnyaKotaMedan,baikditingkat lokal, nasional, bahkan internasional,” kata Dedi Sucipto. (m27)

Waspada/ist

KETUA Pengprov ASKI Sumut H Zonny Waldi didampingi Ketua Pengcab ASKI Medan Dedi Sucipto pose bersama Panitia Kejurda ASKI Sumut 2019, Selasa (12/11)

Bintang Putra Juara Bupati Palas Cup PALAS (Waspada): Bintang Putra A Desa Hutaibus menjuarai turnamen sepakbola

Bupati Palas Cup II setelah mengalahkan Dinas PU Palas 1-0 di Lapangan Desa Tabgga Bosi

Lubukbarunun, Senin (11/11). Ketua Askab PSSI Palas, Zainuddin Hasibuan SPd MM

Honda Berbagi Tips Berboncengan Aman MEDAN (Waspada): Sebagai salah satu alat transportasi paling praktis, keberadaan motor sangat dibutuhkan terutama bagi mereka yang tinggal di daerah minim angkutan umun. Tidak heran jika motor menjadi kendaraan alternatif berpergian besama keluarga dan teman dengan cara berboncengan. Namun masalahnya, masih banyak yang belum menyadari sisikeselamatandankenyamanan saat berboncengan. Mengingat faktor keselamatan jadi per-

timbangan, maka PT Indako Trading Coy selaku main dealer Honda di wilayah Sumut merasa penting untuk berbagi tips atau hal penting yang perlu diperhatikan ketika berboncengan. Pertama, baik pembonceng maupun yang dibonceng harus menggunakan perlengkapan berkendara seperti halnya helm, jaket, sarung tangan, celana panjang, dan sepatu. Kedua, si pengendara harus bertanggungjawab dengan keselamatan selama berboncengan dengan

selalu mematuhi peraturan lalu lintas dan tidak ugal-ugalan di sepanjang perjalanan. Ketiga, hal penting lainnya yaknimotordidesainhanyauntuk membawa 2 orang, yaitu pengemudi dan pembonceng. Dimana hal ini terkait dengan kekuatan struktur, ketersediaan dan kenyamanan tempat duduk serta keamanan pada saat mengendalikan motor. Karenanya sangat tidak disarankan untuk membonceng lebih dari 1 orang, karena pastinya akan sangat

Waspada/ist

HONDA berbagai tips berboncengan yang aman dan nyaman.

membahayakan keselamatan. Keempat, si pengemudi haruslah orang yang benar-benar mampu mengendalikan motor. Bagi pengemudi yang baru belajar, lebih baik hindari membonceng keluarga atau teman, karenaakansangatberesikoterjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Kelima, pengemudi harus dapat mengatur pergerakan titik berat agar seirama dengan pergerakan motor. Jangan sampai saat menikung ke kiri, pengemudi malah miring ke kanan. Karenanya boncengers sebaiknya duduk menghadap ke depan searah dengan pengemudi dan pegang pinggang pengendara serta lutut menjepit ringan agar dapat mengikuti gerakan pengendara sehingga memudahkan kontrol motor. Keenam, ngeboncegin wanita dengan posisi miring akan menjadikan motor berat sebelah dan menyulitkan pengendalian. Selain itu hindari juga menggunakan celana berumbai atau rok lebar sehingga berpotensi tersangkut ke dalam roda atau rantai motor yang akan beresiko fatal. Ketujuh, perhatikan tekanan angin ban pada saat berboncengan, karena ban yang kempes akan menjadikan tarikan motor berat. Menurut Ismed Risya, Kasub Dept Safety Riding & Motorsport PT IndakoTrading Coy, memang tidak ada larangan untuk berkendara berboncengan tetapi tentusajafeelingnyaakanberbeda bila dibandingkan berkendara sendirian. (adv)

Waspada/Idaham Butarbutar

BUPATI Palas, H Ali Sutan Harahap (TSO) didampingi Sekda Arpan Nasution SSos menyerahkan piala bergilir Bupati Palas Cup II kepada manejer tim. Bintang Putra Hutaibus.

mengatakan turnamen ini diikuti 140 tim yang dibagi dalam empat zona.“Kamibersyukurturnamen ini berlangsung aman dan lancar sebagai wadah pembinaan sepakbola,” ujar Zainuddin. Bupati Palas, H Ali Sutan Harahap (TSO) didampingi Sekda Arpan Nasution SSos menyerahkan langsung piala bergilirnya kepada manejer tim Bintang Putra Hutaibus. Juga trofi kepada top skor Kibbat dari Gempar FC dan pemain terbaik Rahman dari Bintang Putra. TSO mengapresiasi Ketua Askab PSSI Palas yang telah berbuat maksimal dalam penyelenggaraan turnamen memperebutkan Piala Bupati Palas tahun 2019. (a33/C)

Tingkatkan Daya Dobrak PSMS SETELAH draw 1-1 melawan PS Kediri dalam pertandingan Babak III Grup B di Stadion Jakabaring Palembang pada Hari Pahlawan yang lalu, Kamis (14/11), PSMS harus berhadapan dengan Martapura FC. Klub dari Kalimantan Barat tersebut menderita kalah 2-3 dari Persita Tangerang. Kekalahan itu tentu menyakitkan, karena Tim Kota Intan tersebut sempat leading lebih dulu dengan menjebol gawang Persita. Apa yang harus dilakukan Skuad Ayam Kinantan saat bertarung melawan Martapura? Kita lihat formasi pemain yang diturunkan ketika melawan Kediri, sudah dapat dipertanggung-jawabkan. Namun perlu ditingkatkan daya dobrak dan daya ketat barisan pertahanan. Soal pola tidak perlu ada perubahan, apa yang diterapkan saat bertarung melawan Kediri cukup baik. Mengapa kita menyarankan agar daya dobrak penyerangan ditingkatkan? Soalnya

aktivitas para strikers Martapura dalam melakukan penyerangan terhadap benteng Tangerang inisiatifitasnya cukup tinggi, sehingga mampu mengjebol gawang Persita 2 gol dan sempat bermain 2-2. Inilah yang harus diantisipasi oleh Legimin Raharja dkk, selain memperketat garis pertahanan sejak bola pertama digulirkan. Jangan lupa, pasukan Jafri Sastra, Minggu (l0/ll) sore diuntungkan oleh adanya penalti, sehingga sama-sama memperoleh poin l. Jebolnya gawang Alfonso Kelvan di babak kedua menunjukkan bahwa anak buah Budiarjo Thalib mampu menekan pada kesempatan yang terbuka, bahkan pada saat scrimmage di depan gawang Alfonso. Hal inilah yang harus dihindari PSMS yakni jangan terjebol lebih dulu, tapi harus menyarangkan bola ke gawang Martapura duluan. Oleh karena itu baik pada waktu melakukan tekanan ke daerah penalti Martapura, maupun waktu memperketat daerah perta-

hanan yang sangat berperan adalah barisan gelandang Syaiful Ramadhan dkk. Sedangkan Casmir Bruno tidak harus terpaku di posisinya sebagai bek ketiga. Demikian juga Legimin secara cerdik untuk terus berperan sebagai “pengatur laku” yang mampu naik-turun untuk dapat mendorong daya dobrak serangan dan secara cepat memperketat barisan pertahanan. Suatu hal yang perlu benarbenar difahami oleh setiap pemain yang berusaha menyapu lawan di lokasi penalti, hindari tackling yang memungkinkan dijatuhi hukuman penalti. Melakukan perketatan pertahanan, bukan berarti“menyikat” lawan yang betapa pun berusaha memancing, agar ditekel keras. Merebut bola dengan “fors tackling” sulit dihindari, apalagi jika pentekelnya emosi, namun jika dilakukan secara cerdik, jelas dapat menghindari jatuhnya penalti. Kita mengharapkan wasit yang ditunjuk sepenuhnya dapat menguasai pertandingan secara sportif, karena kemam-

Kolom Olahraga

Eddi Elison puan penguasaan teknik dan ketentuan di lapangan hijau tatkala pertarungan sedang berlangsung yang tidak mumpuni dapat mengacaukan suasana game. Penegakan sportifitas pertandingan memang sepenuhnya berada di tangan wasit. Apalagi di Indonesia belum dapat dipraktekkan sistem VAR (video asist referee = video alat bantu wasit), di saat-saat ia ragu-ragu terhadap suatu kejadian yang dapat menimbulkan prokontra tentang seperti terjadinya penalti, tackling, offside, gol dan lain-lain. Semoga Sang Ayam Kinantan mampu mematuk Martapura.


A8

WASPADA Rabu 13 November 2019

Pasang Iklan

Sterling Akui Sempat Emosi Klaim Sudah Damai Dengan Joe Gomez LONDON (Waspada): Winger Raheem Sterling (foto kanan), mengakui sempat emosi dengan bek Joe Gomez (foto kiri), sehingga keduanya terlibat cekcok di kamp pelatihan Timnas Inggris. Akibat insiden yang terjadi Senin (Selasa WIB) tersebut, Sterling tak akan dimainkan manajer Gareth Southgate dalam lagalanjutanKualifikasiEuro2020 melawan Monte-negro. “Kami terlibat dalam olahraga yang menguras emosi dan saya cukup ksatria mengakui bahwa saya dikendalikan emosi saat itu,” beber Sterling, seperti dilansir Reuters, Selasa (12/11). “Kami sepakat bahwa itu hanya insiden 5-10 detik yang sudah berlalu dan melupakannya sekaligus tidak membesarbesarkannya lagi,” tambahnya.

Kualifikasi Euro 2020 Jumat Dinihari WIB Turki v Islandia 0000 Albania v Andorra 0245 Rep Ceko v Kosovo 0245 Inggris v Montenegro 0245 Prancis v Moldova 0245 Portugal v Lithuania 0245 Serbia v Luksemburg 0245

(15/11) dinihari mulai pkl 0245 WIB. “Saya dan Joe sudah berbicara,menyelesaikandanberanjak dari masalah itu. Mari berkonsentrasi untuk pertandingan Kamis besok,” harapnya.

Daily Mail melaporkan Sterling cekcok dengan bek serba bisa Liverpool itu, setelah Timnas Inggris bersatu kembali pada pemusatan latihan di Burton, kurang dari 24 jam setelah City takluk 1-3 dari The Reds. Koran ini melansir “Sterling berusaha mencekik Gomez setelah pemain ini datang ke kantin pemain”.

Insiden itu merupakan buntut keributan yang sempat terjadi antara keduanya, ketika Liverpool memukul Manchester City 3-1 akhir pekan lalu di Stadion Anfield pada matchday 12 Liga Premier. Sterling yang sangat terpukul dengan kekalahan Citizens, berusaha mengalihkan perhatian dengan mengajak semua pihak untuk fokus pada laga Inggris kontra Montenegro di StadionWembley, London, Jumat

Guendouzi Gantikan Matuidi PARIS (Waspada): Timnas Prancis memanggil gelandang Arsenal Matteo Guendouzi (foto) sebagai pengganti bagi gelandang Juventus Blaise Matuidi yang cedera untuk laga kualifikasi Euro 2020. Matuidi didiagnosis mengalami cedera tulang rusuk usai pemeriksaan medis di Turin, Senin (Selasa WIB), setelah bermain 70 menit dalam kemenangan 1-0 Juve atas AC Milan akhir pekan lalu pada giornata 12 Serie A Liga Italia. “Sayangnya saya keluar dari skuat. Namun saya yakin Prancis akan lolos kualifikasi,” tulis Matuidi, seperti dikutip dari akun Twitter pribadinya, Selasa (12/11). “Saya tak sabar untuk kembali untuk pertandingan berikutnya,” tambah mantan pemain Paris Saint-Germain tersbut. Federasi Sepakbola Prancis membenarkan bahwa Guendouzi segera bergabung dengan skuat Les Bleus di Clairefontaine. Juara Piala Dunia 2018 itu lolos ke Piala Eropa 2020 dari

Getty Images

Klasemen Grup H Turki Prancis Islandia Albania Andorra Moldova

8 8 8 8 8 8

6 6 5 4 1 1

11 11 03 04 07 07

16-3 19 21-5 19 12-10 15 14-10 12 1-16 3 2-22 3

Grup H bila mengalahkan Moldova di Paris, Jumat (14/11) dinihari mulai pkl 0245WIB. Atau bila Islandia gagal menang atas Turki pada Kamis malam. “Kualifikasi secara historis tidak pernah mudah bagi Les Bleus. Kami hanya mengambil satu poin dari enam poin melawan Turki, tetapi tujuan utamanya adalah lolos,” jelas pelatih Didier Deschamps. Prancis dijadwalkan menyelesaikan kampanye kualifikasinya dengan laga tandang melawan Albania pada 17 November. Menurut Deschamps, striker Anthony Martial juga masih masuk dalam radarnya, meski yang bersangkutan dilewatkan pada jeda internasional kali ini. “Dia masih bagian dari tim Prancis secara reguler, namun akhir-akhir ini kerap cedera,” dalih Deschamps. “Dia baru saja kembali belum lama ini dan semuanya berjalan lancar dengan perannya sebagai penyerang sentral Manchester United,” tambahnya. Martial kembali menunjukkan performa bagusnya sejak pulih dari cedera paha yang memaksanya absen selama dua bulan. Dia berhasil mencetak tiga gol dan dua assists dalam enam penampilan terakhirnya di semua kompetisi bersama Setan Merah MU. Martial terakhir kali bermain untuk Pangeran Biru pada laga ujicoba melawan Rusia, Maret 2018. Dia kembali ditepikan untuk laga melawan Moldova dan Albania. “Tapi untuk waktu yang lama dia sudah menjadi bagian dari pemain yang berpotensi dipanggil,” pungkas Deschamps yang lebih mempercayai penyerang cadangan Chelsea Olivier Giroud. (m15/twt)

PENGUMUMAN KEDUA LELANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN PT. Bank OCBC NISP, Tbk, dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Medan, akan melakukan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan berdasarkan Pasal 6 Undang-Undang No. 4 tahun 1996 tentang Hak Tanggungan Atas Tanah Beserta Benda-Benda yang Berkaitan Dengan Tanah, atas barang-barang jaminan milik debitur, sebagai berikut : ANDY KUSUMA ditulis dan disebut juga KOK TJIN alias ANDY KUSUMA 1. Sebidang tanah, bangunan dan turutannya Hak Milik nomor 154/Harjosari II, terletak di Propinsi Sumatera Utara, Kotamadya Medan, Kecamatan Medan Amplas, Desa/Kelurahan Harjosari II, setempat dikenal sebagai Jl. Gading Mas Cantik, seperti diuraikan dalam Surat Ukur No. 1228/1996 tertanggal 18-3-1996, luas 201 m 2 , atas nama KOK TJIN alias ANDY KUSUMA. (Harga Limit Rp. 425.000.000,-; Uang Jaminan Rp. 148.000.000,-) Syarat dan Ketentuan Lelang: 1. Cara Penawaran Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang melalui aplikasi yang dapat diakses pada alamat domain https://www.lelang.go.id Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada menu “Tata Cara dan Prosedur” dan “Panduan Penggunaan” pada domain tersebut. 2. Pendaftaran calon peserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada Aplikasi Lelang pada alamat domain di atas dengan merekam dan mengunggah softcopy (scan) KTP serta memasukkan data NPWP serta memasukkan data nomor rekening atas nama sendiri dan sesuai dengan nama pemilik rekening tersebut. 3. Waktu Pelaksanaan. a. Hari / Tanggal : Rabu / 27 November 2019 b. Batas Waktu Penawaran : Pukul 10.00 waktu server (Sesuai WIB) c . Cara Penawaran : Lelang Melalui Internet (Closed Bidding) melalui website https://www.lelang.go.id d. Tempat Lelang : KPKNL Medan, Gedung Keuangan Negara (GKN) Unit II Jl. Pangeran Diponegoro No. 30A, Medan e. Penetapan Pemenang : Setelah Batas Akhir Penawaran f. Peserta lelang diharap menyesuaikan diri dengan penggunaan waktu server yang tertera pada alamat domain tersebut di atas 4. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan lelang sama dengan uang jaminan yang disyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini, dan disetorkan sekaligus (tidak boleh dicicil) dan disetorkan ke nomor Virtual Account (VA) peserta lelang. Bagi peserta yang tidak ditunjuk sebagai pemenang lelang, uang jaminan akan dikembalikan, dipotong biaya transfer/RTGS/Pemindahbukuan. 5. Penawaran Lelang menggunakan token yang akan dikirimkan secara otomatis dari alamat domain di atas kepada email masing-masing peserta lelang setelah peserta lelang menyetor uang jaminan lelang. Penawaran lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit dan dapat dikirimkan berkali-kali. 6. Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang sebesar 2% paling lambat 5 (lima) hari kerja sejak pelaksanaan lelang. Penyetoran pelunasan ditujukan ke nomor VA pemenang lelang. Apabila wanprestasi atau tidak melunasi kewajiban pembayaran sesuai ketentuan di atas dan uang jaminan akan disetorkan ke kas negara. 7. Obyek yang dilelang dalam kondisi apa adanya (as is) dengan segala kekurangan dan konsekuensi biaya berikut segala permasalahan yang akan timbul dikemudian hari. Peserta lelang dianggap telah mengetahui/memahami kondisi objek lelang dan bertanggung jawab atas barang yang dibeli. Foto dan spesifikasi teknis tentang obyek lelang dapat dilihat pada alamat domain di atas dan karena Satu dan Lain Hal, Penjual dan/ atau Pejabat Lelang dapat melakukan Pembatalan/Penundaan terhadap Objek Lelang diatas dan pihak-pihak yang berkepentingan/peminat tidak dapat melakukan tuntutan/keberatan dalam bentuk apapun kepada pihak Penjual dan/atau Pejabat Lelang KPKNL Medan. 8. Untuk informasi mengenai proses lelang, calon peserta dapat menghubungi KPKNL Medan, GKN Medan Unit 2 Lantai 1 & 2 Jalan P. Diponegoro Nomor 30-A Medan, nomor telepon (061) 4513612 atau Call Center DJKN di nomor (021) 500991. Untuk informasi mengenai objek lelang, dapat menghubungi OCBC NISP Telp. 021-25533888. Medan, 13 November 2019

KPKNL Medan

Pernyataan FA yang tetap mempertahankan Sterling dalam skuat, tidak menerangkan secara khusus perselisihan dimaksud. Namun manajer Southgate menyebut insiden itu ada kaitannya dengan laga besar Marseyside Merah kontra Manchester Biru. “Kami telah memutuskan tidak memasukkan Raheem untuk pertandingan melawan Montenegro pada Kamis,” jelas Southgate. “Salah satu tantangan terbesar dan kekuatan kami adalah kami bisa memisahkan persaingan antarklub dengan tim nasional. Sayangnya emosi akibat pertandingan kemarin itu masih terpendam,” ujarnya lagi. Sterling telah menjadi pemain penting Inggris dalam setahun terakhir pasca dikritik atas penampilannya pada Piala Dunia 2018. Musim lalu dia dinobatkan sebagai Pesepakbola Terbaik pilihan Football Writers’ Association setelah mencetak 25 gol di semua kompetisi untuk membawa City meraib treble domestik dengan trofi juara Liga Premier, Piala FA dan Piala Liga Inggris. “Sekarang keputusan telah dibuat dan disepakati seluruh skuat. Penting bagi kami mendukung para pemain dan fokus ke pertandingan,” tegas Southgate. Sterling sudah mempersembahkan 12 gol dari 55 pertandingan dan menjadi langganan pilihan utama Southgate. Dia bahkan mencetak dua gol saat The Three Lions menelan Bulgaria 6-0 di Sofia. Inggris memuncaki Grup A dengan kemasan 15 poin dan tinggal membutuhkan hasil seri melawan Montenegro untuk loloskeputaranfinaltahundepan. Setelah menjamu Montenegro, Inggris menjalani laga pamungkas r di Kosovo dan Sterling mungkin diturunkan lagi. (m15/rtr/dm)

PENGUMUMAN LELANG KEDUA EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Sky Sports

PT. TAIPAN ASRI INTERNASIONAL PLAZA PERISAI Jl. Pemuda No. 7 Lt. VII Medan - Indonesia Tel. (62-61) 4574228 (Hunting), Fax. (62-61) 4574235

UNDANGAN Bersama disampaikan kepada seluruh para Pemegang Saham, Direktur, Komisaris Perseroan terbatas — PT . TAIPAN ASRI INTERNATIONAL berkedudukan di Medan, untuk dapat kiranya menghadiri Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS) yang akan diadakan pada : Hari / Tanggal : Kamis, 28 November 2019 Waktu : 10.00 WIB s/d selesai Bertempat : Jln. Brigjend Katamso, Kompleks Centrium Business Centre No. 7 & 8, Lantai III, Medan. Demikian undangan rapat ini disampaikan, atas perhatiannya kami ucapkan terima kasih. Medan, 11 November 2019 Hormat Kami,

MARTHIN SEMBIRING Direktur Utama PT. TAIPAN ASRI INTERNATIONAL

PENGUMUMAN LELANG ULANG EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN

Merujuk surat KPKNL No.S-2255/WKN.02/KNL.01/2019 tanggal 25 Oktober 2019, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Medan Thamrin dan berdasarkan pasal 6 Undang Undang Hak Tanggungan No 4 Tahun 1996, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Medan Thamrin, akan melaksanakan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan melalui Internet dengan Penawaran Tertutup (Closed Bidding) perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Medan terhadap obyek sbb : 1. Johan a. Sebidang tanah seluas 434 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.349 atas nama Chandra Angkola yang terletak di Gang Amal Desa Helvetia, Kec. Sunggal, Kab. Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.375.000.000.- (Tiga Ratus Tujuh Puluh Lima Juta Rupiah), dengan setoran uang jaminan lelang Rp.80.000.000.- (Delapan Puluh Juta Rupiah). b. Sebidang tanah seluas 56 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.500 atas nama Chandra Angkola yang terletak di Gang Amal Desa Helvetia, Kec. Sunggal, Kab. Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.85.500.000.- (Delapan Puluh Lima Juta Lima Ratus Ribu Rupiah), dengan setoran uang jaminan lelang Rp.20.000.000.- (Dua Puluh Juta Rupiah). 2. Monita Marpaung Sebidang tanah seluas 136 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.01005 atas nama Monita Marpaung yang terletak di Jl. Sisingamangaraja Gg.Kolong Kel. Sudirejo II, Kec.Medan Kota, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.350.000.000.- (Tiga Ratus Lima Puluh Juta Rupiah), dengan setoran uang jaminan lelang Rp.100.000.000.- (Seratus Juta Rupiah). 3. Muhammad Ramadhan a. Sebidang tanah seluas 84 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.05491 atas nama Muhammad Ramadhan yang terletak di Jl. Bromo Gang Pukat, Kel.Binjai, Kec. Medan Denai, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.375.600.000.- (Tiga Ratus Tujuh Puluh Lima Juta Enam Ratus Ribu Rupiah), dengan setoran uang jaminan lelang Rp.80.000.000.- (Delapan Puluh Juta Rupiah). b. Sebidang tanah seluas 119 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.05657 atas nama Muhammad Ramadhan yang terletak di Jl. Bromo Gang Pukat, Kel. Binjai, Kec. Medan Denai, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.175.000.000.- (Seratus Tujuh Puluh Lima Juta Rupiah), dengan setoran uang jaminan lelang Rp.40.000.000.- (Empat Puluh Juta Rupiah).

Menunjuk Pelaksanaan Lelang sebelumnya tanggal 28 Oktober 2019 bertempat di Mandiri University Jalan Kutilang Nomor 44 Medan, yang telah diumumkan melalui surat kabar Harian Waspada pada tanggal 21 Oktober 2019 sebagai pengumuman lelang ulang, berdasarkan Pasal 6 Undang – Undang Hak Tanggungan No. 4 Tahun 1996, PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk, RRCR Medan beralamat di Jalan Imam Bonjol No. 07 Lt. V Medan 20112, akan melaksanakan Lelang Ulang Eksekusi Hak Tanggungan dengan perantaraan Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Medan terhadap aset-aset jaminan debitur sebagai berikut:

4. Siti Meriana Situmorang Sebidang tanah seluas 96 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.368 atas nama Siti Meriana Situmorang yang terletak di Perumahan Cendana Asrib Desa Medan Senembah Kec.Tanjung Morawa Kab.Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.275.000.000.- (Dua Ratus Tujuh Puluh Lima Juta Rupiah), dengan setoran uang jaminan lelang Rp.60.000.000.(Enam Puluh Juta Rupiah).

1. Ng Gim Hin 1 (satu) bidang Tanah seluas 192 m² berikut bangunan dan atau segala sesuatu yang melekat diatasnya dengan SHM No. 719 yang terletak di Jl. Jend. Gatot Subroto No. 540, Kel. Lalang, Kec. Medan Sunggal, Kotamadya Medan, Prop. Sumatera Utara, atas nama Ng Gim Hin dengan harga limit Rp. 1.206.000.000,-, Setoran Jaminan Rp. 482.400.000,-

5. ST. Syamsul Coto Sebidang tanah seluas 375 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.127 atas nama ST. Syamsul Coto yang terletak di Jalan Puri Gang Mawar No.20 Kelurahan Kota Matsum II Kec. Medan Area, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.700.000.000.- (Tujuh Ratus Juta Rupiah) dengan setoran uang jaminan lelang Rp.150.000.000.- (Seratus Lima Puluh Juta Rupiah).

2. Murna Trisna 1 (satu) bidang Tanah seluas 64 m² berikut bangunan dan atau segala sesuatu yang melekat diatasnya dengan SHM No. 1217 yang terletak di Jl. Ayahanda (tertulis di sertifikat Jl. Abdul Hamid/Jalan), Desa/Kel. Sei Putih Barat, Kec. Medan Petisah, Kota Medan, Prov. Sumatera Utara, atas nama Zul Fahmi dengan harga limit Rp. 874.000.000,-, Setoran Jaminan Rp. 349.600.000,3. Hendra Mustopoh 1 (satu) bidang Tanah seluas 110 m² berikut bangunan dan atau segala sesuatu yang melekat diatasnya dengan SHM No. 1186 yang terletak di Desa/Kel. Sukaramai I, Kec. Medan Area, Kota Medan, Prov. Sumatera Utara, atas nama Alex Rusli dengan harga limit Rp. 562.000.000,-, Setoran Jaminan Rp. 224.800.000,Syarat dan Ketentuan Lelang : 1. Cara Penawaran Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang dengan cara penawaran secara tertutup/closed bidding melalui internet dengan aplikasi yang di akses pada alamat domain https://www.lelang.go.id/.Tata cara mengikuti lelang dapat dilihat pada menu “Tata Cara dan Prosedur” dan “Panduan Penggunaan” pada domain tersebut. 2. Pendaftaran Calon peserta lelang mendaftarkan diri dan mengaktifkan akun pada alamat domain di atas dengan merekam dan mengunggah softcopy (scan) KTP serta memasukkan data NPWP serta memasukkan data nomor rekening atas nama sendiri. 3. Waktu Pelaksanaan a. Penawaran lelang diajukan melalui alamat domain diatas pada: Hari : Rabu Tanggal : 20 November 2019 Batas Akhir Penawaran : 14.00 WIB Waktu Server (sesuai WIB) Alamat Domain : https://www.lelang.go.id Tempat Lelang : Mandiri University, Jalan Kutilang Nomor 44 Medan Penetapan Pemenang : Setelah Batas Akhir Penawaran b. Peserta lelang diharap menyesuaikan diri dengan penggunaan waktu server yang tertera pada alamat domain tersebut di atas. 4. Uang Jaminan Lelang a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan lelang dengan ketentuan sebagai berikut: 1) Jumlah/nominal yang disetorkan harus sama dengan uang jaminan yang disyaratkan penjual dalam pengumuman lelang ini, dan disetorkan sekaligus (bukan dicicil). 2) Setoran uang jaminan lelang HARUS sudah efektif diterima oleh KPKNL selambatlambatnya 1 (satu) hari sebelum pelaksanaan lelang. b. Uang jaminan lelang disetorkan ke nomor Virtual Account (VA) masing-masing peserta lelang. Nomor VA dapat dilihat pada menu status lelang di alamat domain masing-masing peserta lelang setelah berhasil melakukan pendaftaran dan data identitas dinyatakan valid. c . Bagi peserta yang tidak ditunjuk sebagai pemenang lelang, uang jaminan akan dikembalikan, dipotong biaya transfer/RTGS/Pemindah bukuan. 5. Penawaran Lelang a. Penawaran harga lelang dikirimkan dari alamat domain peserta lelang setelah peserta lelang menyetor uang jaminan lelang. b. Penawaran lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit. Penawaran lelang dapat dikirimkan berkali-kali sampai batas waktu sebagaimana yang telah ditentukan. 6. Pelunasan Lelang Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang sebesar 2% paling lambat 5 (lima) hari kerja setelah pelaksanaan lelang. Penyetoran pelunasan ditujukan ke nomor VA pemenang lelang. Apabila wanprestasi atau tidak melunasi kewajiban pembayaran sesuai ketentuan di atas, uang jaminan akan disetorkan ke kas negara. 7. Obyek lelang Obyek dilelang dalam kondisi apa adanya (as is) dengan segala kekurangan dan konsekuensi biaya berikut segala permasalahan yang akan timbul dikemudian hari. Peserta lelang dianggap telah mengetahui/memahami kondisi objek lelang dan bertanggung jawab atas barang yang dibeli. Foto dan spesifikasi teknis tentang obyek lelang dapat dilihat pada alamat domain di atas. 8. Karena Satu dan Lain Hal, Penjual dan/atau Pejabat Lelang dapat melakukan Pembatalan/ Penundaan terhadap Objek Lelang diatas dan pihak-pihak yang berkepentingan/peminat tidak dapat melakukan tuntutan/keberatan dalam bentuk apapun kepada pihak Penjual dan/atau Pejabat Lelang KPKNL Medan. 9. Informasi Lebih Lanjut : a. Untuk informasi terkait objek lelang, calon peserta dapat menghubungi PT Bank Mandiri (Persero) Tbk alamat Gedung Bank Mandiri Jl. Imam Bonjol No.7 Lt 5, nomor telepon (061)4147712. b. Untuk informasi Lelang Internet, calon peserta dapat menghubungi KPKNL Medan alamat di Jalan Pangeran Diponegoro No. 30 A Medan, nomor telepon (061) 4513612. Medan, 13 November 2019

PT Bank OCBC NISP Tbk.

HP. 081370328259 Email: iklan_waspada@yahoo.co.id

PT. Bank Mandiri (Persero) Tbk.

Syarat dan Ketentuan Lelang : 1. Cara Penawaran: Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang melalui internet dengan penawaran tertutup (Closed Bidding) dengan aplikasi yang dapat diakses pada alamat domain https://www.lelang.go.id 2. Memiliki akun yang telah terdaftar dan terverifikasi pada website https://www.lelang.go.id 3. Waktu Pelaksanaan a. Hari / Tanggal : Jumat / 29 November 2019 b. Batas Akhir Penawaran : 10.00 Waktu Server (sesuai WIB) c. Alamat Domain : https://www.lelang.go.id d. Tempat Lelang : PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Kantor Cabang Medan Thamrin Jl. Thamrin No.160-160A Medan e. Penetapan Pemenang : Setelah Batas Akhir Penawaran 4. Uang Jaminan Penawaran Lelang a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan penawaran lelang ke Rekening VA (Virtual Account) harus sama dengan nominal jaminan yang disyaratkan dan disetorkan sekaligus (bukan dicicil). b. Uang jaminan harus sudah efektif diterima oleh KPKNL Medan, selambatlambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang. 5. Penawaran Lelang a. Penawaran harga lelang menggunakan token yang akan dikirim secara otomatis dari alamat domain diatas kepada email masing-masing peserta lelang setelah peserta lelang menyetor uang jaminan lelang. b. Penawaran lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit. Penawaran lelang dapat dikirim berkali-kali sesuai kelipatan yang telah ditetapkan dengan menggunakan token yang dikirim ke alamat email masing-masing. 6. Pelunasan dan Pengambilan Objek Lelang a. Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang sebesar 2% paling lambat 5 (lima) hari kerja sejak pelaksanaan lelang. Penyetoran pelunasan ditujukan ke nomor VA pemenang lelang. b. Apabila pemenang lelang wanprestasi atau tidak melunasi kewajiban pembayaran sesuai ketentuan diatas, maka uang jaminan akan disetorkan ke Kas Negara. c. Peserta lelang yang dinyatakan sebagai pemenang dapat mengambil objek lelang secara langsung ke Penjual setelah melunasi seluruh kewajiban. 7. Objek Lelang Objek dilelang dalam kondisi apa adanya (as is) dengan segala kekurangan dan konsekuensi biaya berikut segala permasalahan yang akan timbul dikemudian hari. Peserta lelang dianggap telah mengetahui/memahami kondisi objek lelang dan bertanggung jawab atas barang yang dibeli. Foto tentang objek lelang dapat dilihat pada alamat domain diatas. 8. Apabila terjadi sesuatu hal, Penjual dan/atau Pejabat Lelang dapat melakukan pembatalan/penundaan lelang terhadap objek lelang diatas, maka pihak yang berkepentingan/peserta lelang tidak diperkenankan melakukan tuntutan/ keberatan dalam bentuk apapun kepada Penjual dan/atau Pejabat Lelang KPKNL Medan. 9. Bagi peserta yang berminat dapat melihat barang yang dilelang sejak pengumuman ini diterbitkan dan keterangan lebih lanjut dapat menghubungi PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk, Kanca Medan Thamrin, Jl Thamrin 160-160A MedanTelp (061) 7343555 atau Zulkarnain (081263935027) dan kantor KPKNL Medan, Jalan Pangeran Diponegoro Nomor 30-A Medan, No Telepon (061) 4513612. Medan, 13 November 2019

PT. BANK RAKYAT INDONESIA (Persero)Tbk KANTOR CABANG MEDAN THAMRIN dto

Rofa Fanindy Pgs. Pemimpin Cabang

PENGUMUMAN LELANG KEDUA EKSEKUSI HAK TANGGUNGAN Merujuk surat KPKNL No.S-2252/WKN.02/KNL.01/2019 tanggal 25 Oktober 2019, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Medan Thamrin dan berdasarkan pasal 6 Undang Undang Hak Tanggungan No 4 Tahun 1996, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Medan Thamrin, akan melaksanakan Lelang Eksekusi Hak Tanggungan melalui Internet dengan Penawaran Tertutup (Closed Bidding) perantara Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Medan terhadap obyek sbb : 1. Susanto (Direktur PT. Bintang Persada Satelit) Sebidang tanah seluas 112 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.1809 atas nama Susanto yang terletak di Jl. Asia No. 200-F, Kel.Sei Rengas II, Kec Medan Area, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.3.152.000.000,- (Tiga Milyar Seratus Lima Puluh Dua Juta Rupiah) dengan setoran uang jaminan lelang Rp.700.00.000.- (Tujuh Ratus Juta Rupiah). 2. Sofyan a. Sebidang tanah seluas 622 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.250 atas nama Sofyan yang terletak di Jalan Denai / Jl. Tuba I Kelurahan Tegal Sari Mandala III Kec. Medan Denai, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.1.775.000.000.- (Satu Milyar Tujuh Ratus Tujuh Puluh Lima Juta Rupiah) dengan setoran uang jaminan lelang Rp.400.000.000.- (Empat Ratus Juta Rupiah). b. Sebidang tanah seluas 171 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.2166 atas nama 1. Sofyan, 2. Zamzami Sarjana Ekonomi yang terletak di Jalan Rawa d/h Jl. Denai / Gang Sayur, Kelurahan Tegal Sari Mandala I Kec. Medan Denai, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.1.645.700.000.- (Satu Milyar Enam Ratus Empat Puluh Lima Juta Tujuh Ratus Ribu Rupiah) dengan setoran uang jaminan lelang Rp.350.000.000.- (Tiga Ratus Lima Puluh Juta Rupiah). 3. Swandi (Direktur PT. Surya Sumatera Makmur Jaya) a. Sebidang tanah seluas 243 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.1977 atas nama Swandi yang terletak di Jalan Sikambing Sudut Jalan Saga, Kelurahan Sekip, Kec. Medan Petisah, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.3.000.000.000,- (Tiga Milyar Rupiah) dengan setoran uang jaminan lelang Rp.600.000.000.- (Enam Ratus Juta Rupiah). b. Sebidang tanah seluas 72 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.1978 atas nama Swandi yang terletak di Jalan Sikambing, Kelurahan Sekip, Kec. Medan Petisah, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.1.250.000.000.- (Satu Milyar Dua Ratus Lima Puluh Juta Rupiah) dengan setoran uang jaminan lelang Rp.250.000.000.- (Dua Ratus Lima Puluh Juta Rupiah). c. Sebidang tanah seluas 90 m2 berikut bangunan di atasnya, SHM No.3237 atas nama Swandi yang terletak di Jalan Sekip Baru No.30, Kelurahan Petisah Tengah, Kec. Medan Petisah, Kota Medan, Provinsi Sumatera Utara, Harga Limit Rp.1.761.000.000.- (Satu Milyar Tujuh Ratus Enam Puluh Satu Juta Rupiah) dengan setoran uang jaminan lelang Rp.400.000.000.- (Empat Ratus Juta Rupiah). Syarat dan Ketentuan Lelang : 1. Cara Penawaran: Lelang dilaksanakan dengan penawaran secara tertulis tanpa kehadiran peserta lelang melalui internet dengan penawaran tertutup (Closed Bidding) dengan aplikasi yang dapat diakses pada alamat domain https://www.lelang.go.id 2. Memiliki akun yang telah terdaftar dan terverifikasi pada website https://www.lelang.go.id 3. Waktu Pelaksanaan a. Hari /Tanggal : Rabu/ 27 November 2019 b. Batas Akhir Penawaran : Rabu/ 27 November 2019 pukul 11.00 Waktu Server (sesuai WIB) c. Alamat Domain : https://www.lelang.go.id d. Tempat Lelang : KPKNL Medan e. Penetapan Pemenang : Setelah Batas Akhir Penawaran 4. Uang Jaminan Penawaran Lelang a. Peserta lelang diwajibkan menyetor uang jaminan penawaran lelang ke Rekening VA (Virtual Account) harus sama dengan nominal jaminan yang disyaratkan dan disetorkan sekaligus (bukan dicicil). b. Uang jaminan harus sudah efektif diterima oleh KPKNL Medan, selambatlambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum pelaksanaan lelang. 5. Penawaran Lelang a. Penawaran harga lelang menggunakan token yang akan dikirim secara otomatis dari alamat domain diatas kepada email masing-masing peserta lelang setelah peserta lelang menyetor uang jaminan lelang. b. Penawaran lelang dimulai paling sedikit sama dengan nilai limit. Penawaran lelang dapat dikirim berkali-kali sesuai kelipatan yang telah ditetapkan dengan menggunakan token yang dikirim ke alamat email masing-masing. 6. Pelunasan dan Pengambilan Objek Lelang a. Pemenang lelang harus melunasi harga pembelian dan bea lelang sebesar 2% paling lambat 5 (lima) hari kerja sejak pelaksanaan lelang. Penyetoran pelunasan ditujukan ke nomor VA pemenang lelang. b. Apabila pemenang lelang wanprestasi atau tidak melunasi kewajiban pembayaran sesuai ketentuan diatas, maka uang jaminan akan disetorkan ke Kas Negara. c. Peserta lelang yang dinyatakan sebagai pemenang dapat mengambil objek lelang secara langsung ke Penjual setelah melunasi seluruh kewajiban. 7. Objek Lelang Objek dilelang dalam kondisi apa adanya (as is) dengan segala kekurangan dan konsekuensi biaya berikut segala permasalahan yang akan timbul dikemudian hari. Peserta lelang dianggap telah mengetahui/memahami kondisi objek lelang dan bertanggung jawab atas barang yang dibeli. Foto tentang objek lelang dapat dilihat pada alamat domain diatas. 8. Apabila terjadi sesuatu hal, Penjual dan/atau Pejabat Lelang dapat melakukan pembatalan/penundaan lelang terhadap objek lelang diatas, maka pihak yang berkepentingan/peserta lelang tidak diperkenankan melakukan tuntutan/ keberatan dalam bentuk apapun kepada Penjual dan/atau Pejabat Lelang KPKNL Medan. 9. Bagi peserta yang berminat dapat melihat barang yang dilelang sejak pengumuman ini diterbitkan dan keterangan lebih lanjut dapat menghubungi PT Bank Rakyat Indonesia (Persero)Tbk, Kanca Medan Thamrin, Jl. Thamrin 160-160A MedanTelp (061) 7343555 atau Zulkarnain (081263935027) dan kantor KPKNL Medan, Jalan Pangeran Diponegoro Nomor 30-A Medan, No Telepon ( 061) 4513612. Medan, 13 November 2019 PT. BANK RAKYAT INDONESIA (Persero) Tbk KANTOR CABANG MEDAN THAMRIN dto

Rofa Fanindy Pgs. Pemimpin Cabang


Medan Metropolitan

WASPADA Rabu 13 November 2019

B1

F-PAN Soroti Kinerja Pemprovsu

OPD Lamban Tangani Kolera Babi MEDAN (Waspada): Fraksi Partai Amanat Nasional (F-PAN) DPRD Sumut menyoroti lemahnya kinerja Pemprovsu dalam menangani masalah ternak babi yang terserang virus kolera. Akibatnya, kondisi tersebut membawa dampak pada keresahan masyarakat. Karena ratusan bangkai babi yang diduga mati karena virus kolera itu dibuang dan dihanyutkan begitu saja di sungai. Ketua F-PAN DPRD Sumut Hendra Cipta (foto), berbicara kepadaWaspada, di gedung dewan, Selasa (12/11). Dia berpendapat, kematian babi yang bangkainya kemudian dibuang ke sungai itu bukan terjadi dadakan, tapi melalui proses

penyebaran virus. Karena itu, seharusnya sudah bisa diketahui dan diantisipasi pemerintah dan dinas terkait, sebelumnya. Namun, lemahnya kinerja Pemprovsu, menyebakan kasus babi ini menjadi besar dan salah satu indikator Pempropvsu tidak mampu menjalankan fungsi koordinasinya dengan pemerintah kabupaten/kota. ‘’Coba lihat, kasus babi terserang virus kolera itu sudah berlangsung berapa lama. Namun OPD (Organisasi Perangkat Daerah) terkait di Pemprovsu lamban mengantisipasinya. Mereka baru terlihat bergerak, ketika masyarakat sudah resah, karena ditemukan ratusan bangkai babi di sungai,’’ kata Hendra Cipta. Menurut Hendra, sudah saatnya Gubsu Edy Ramayadi,

membuktikan semua janjinya saat Pemilu yang lalu. Gubsu harus memanggil sejumlah kepala dinas dan instansi terkait untuk mengetahui kenapa tindakan antisipasi tidak dilakukkan sebelum virus menyerang ternak babi, seperti saat ini. “Kami yakin jika tindakan antisipasi dilakukan, peternak tidak mengalami kerugian sebanyak sekarang, dan dampak sosial dan ekonomi tidak terjadi. Makanya Gubsu harus ‘keras’ kepada OPD yang tidak mampu menjalankan fungsi koordinasinya,” ujar Hendra Cipta. Hal senada dikatakan anggota F-PAN DPRD Sumut Kuat Surbakti. Dia menyesalkan masih lambat dan lemahnya kinerja Pemprovsu menangani persoalan babi tersebut. “Padahal jika dibiarkan virus babi ini

Perda Larangan Hewan Kaki Empat Gagal Diterapkan MEDAN (Waspada): Pemerintah Kota (Pemko) Medan dinilai gagal menerapkan Peraturan Daerah (Perda) No.13 Tahun 2010 tentang Larangan Hewan Ternak Kaki Empat yang diperkuat lagi dengan Perwal 26/2013 tentang Larangan Peternakan Hewan Kaki Empat. Wakil Ketua DPRD Medan Rajuddin Sagala, Selasa (12/11), mengatakan Perda tersebut tidak berjalan. Terbukti masih banyak warga yang memelihara ternak kaki empat di lingkungan tempat tinggalnya. Sehingga saat babi terkena virus kolera, mereka membuang begitu saja bangkainya di sungai. “Misalnya di kawasan Tangguk Bongkar, Perumnas

Mandala, Kec. Medan Denai, banyak warga yang memelihara babi. Padahal limbahnya sudah sering dikeluhkan masyarakat. Tapitidakpernahadatindakandari Satpol PP. Perda itu juga melarang warga untuk memelihara hewan ternakkakiempatlainnyadidaerah pemukiman seperti kambing maupun sapi,” ujarnya. Terkait bangkai babi yang kini mencemari sejumlah sungai, diantaranya Sungai Bedera, politisi PKS ini meminta Pemko Medan segera melakukan tindakan preventif dengan secepatnya mengangkut bangkai babi itu dari sungai. Pemko juga harus menginventarisir peternak babi, dan bekerjasama dengan aparat

kepolisian dalam mengambil tindakan, memberi sanksi kepada pihak-pihak yang terbukti membuang bangkai babi itu ke sungai. “Dengan kejadian ini, Pemko Medan juga harus memberikan solusi terhadap masyarakat yang membutuhkan air, dengan menyediakan pasokan air bersih. Mengingat selama ini masih banyak masyarakat yang menggunakan air sungai untuk kebutuhan MCK,” kata Rajuddin. Dia juga meminta masalah pencemaran bangkai babi ini segera diantisipasi dan dilakukan evakuasi, agar jangan sampai mencemari laut Belawan, agar isu ini tidak mencuat ke dunia internasional. (cyn)

Kader Muhammadiyah Siap Maju Pilkada Medan MEDAN (Waspada): Salah seorang kader Muhammadiyah Medan Drs.H. Putrama Alkhairi, mengaku siap maju dalam Pilkada tahun 2020. Pernyataan itu diungkapkan Putrama, saat dia menjadi salah seorang narasumber dalam Kegiatan Dialog Publik yang digelar PD. Muhammadiyah Medan melalui Lembaga Hikmah Kebijakan Publik (LHKP), Minggu (10/11), di Medan Club. “Saya siap sebagai representasi mewakili warga Muhammadiyah untuk maju dalam Pilkada Medan tahun 2020, untukmengambilposisiwakilwali kota,” ungkap Putrama Alkhairi, yang saat ini juga menjabat Dirut PD. Pembangunan Medan. Berkenaan dengah kesiapannya tersebut, Putrama mengajak semua elemen untuk melalui proses politik Pilkada ta-hun2020ini dengansemangat kebersamaan dan kegembiraan. Tidak perlu ada yang marahmarah, sebab ini hanya bagian dari demokrasi lokal yang mengalir apa adanya. Kapasitas, pengalaman yang dimiliki dirinya, terpanggil untuk ikut

berkontribusi. “Ayo melangkah, bekerjasama kita bangun kota tercinta ini,” ucapnya. Acara Dialog Publik yang dipandu oleh Moderator Rafdinal, ini selain menampilkan Putrama Alikhairi, juga ada dua narasumber lainnya, yakni anggota Fraksi PAN DPRD Medan Edi Saputra dan Pengamat Politik Arifin Saleh. Ketua LHKP PD. Muhammadiyah Medan Isa Anshari SF, menyampaikan visi misi kegiatan itu adalah salah satu upaya memberikan pencerahan politik bagi warga Muhammadiyah terkait dengan peran dan penguatan Muhammadiyah di bidang politik di Medan. Maka dalam dialog publik itu dipersilahkan untuk ‘melampiaskan’ aspirasi dan pemikiran warga Muhammadiyah dalam mengambil peran dalam pembangunan kota Medan. Selanjutnya Ketua PD. Muhammadiyah Medan Anwar Sembiring, mengajak kader dan warga Muhammadiyah tetap merawat silaturahim. Sebab silaturahim itu sesungguhnya memerlukankonsistensisertasikap

kearifan untuk semua kebaikan. “Dulu, sekarang dan yang akan datang tetap melakukan kebaikan demi kebaikan. Kekurangsempurnaan itu adalah identitas manusia dan kenyataan sejarah bahwa kita adalah bersaudara. Bersatu kita kuat bersama kita hebat, tetap semangat, bekerjalah dengan hati, lakukan sesuatu untuk kebaikan semua, kita semua bersaudara. Hal ini sangat berpengaruh kepada penguatan politik bagi kita wargaMuhammadiyah”ucapnya. Usai menyampaikan bimbingan dan pemgarahan Anwar Sembiringmembukakegiatanyang dihadiri sekitar 200 peserta itu. Hadir dalam acara itu, Ketua dan Sekretaris PD. Aisyiyah Medan Kholisanni Nasution dan Hj. Nursatiyah. Ketua PC. IMM Angga Fahmi beserta sejumlah fungsionaris, Pimpinan Majelis dan Lembaga PD. Muhammadiyah Medan, Ketua PC Muhammadiyah Tanjungsari Mhd. Yusuf beserta Fungsionaris, dan beberapa PC. Muhammadiyah se Kota Medan. Juga hadir para ketua dan jajaran PC. Aisyiyah se-Kota Medan. (m12)

Waspada/Ist

KETUA Aisyiyah Medan Kholisanni Nasution, memberikan cendera mata kepada Putrama Alkhairi.

berlarut bisa membahayakan kesehatan masyarakat,” katanya. Paling tidak, kata Kuat Surbakti, Gubsu bisa memerintahkan Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan, Dinas Kesehatan dan Lingkungan Hidup serta Satpol PP bertindak cepat turun ke lapangan untuk melakukan upaya pembersihan bangkai dan penertiban semua peternakan babi. “Harusnya instansiinstansi ini dari kemarin sudah bertindak. Agar kasus ini segera terjawab dan pelaku bisa dipidana,” tegasnya. Cemari lingkungan Sementara itu, Pengamat Lingkungan Prof. Abdul Rauf, meminta pemerintah menerapkan peraturan daerah tentang lingkungan dan tentang pelarangan ternak dengan tegas. Karena adanya ratusan bangkai babi yang dihanyutkan di sungai, sudah jelas mencemari lingkungan. Untuk Kota Medan, kata Abdul Rauf, sudah ada peraturan untuk pelarangan ternak besar atau ternak kaki empat, yakni Perda No. 13 Tahun 2010, berikut Perwalnya No. 26 Tahun

2013 yang sebelumnya pelarangan ini pada Perda No. 15 Tahun 1994. Seharusnya implementasinya ditegakkan seoptimal mungkin. Begitupun dengan Perda Lingkungan. Jadi, bila peternaknya tinggal di Medan, itu artinya sudah melanggar dua Perda yang berlaku, yakni Perda tentang Ternak Besar dan UU Lingkungan Hidup. ”Dan bila peternaknya tinggal di Deliserdang, yakni di kawasan Sungai Bedera di hilir membatasi Kota Medan dan Deliserdang, paling tidak melanggar UU Lingkungan Hidup,” kata Rauf. Akibat dari kecerobohan pelaku, siapapun dia, ini sangat mencemari lingkungan. Aliran sungai yang menjadi pembuangan bangkai ternak babi tersebut dan sudah melanggar hak orang banyak. ‘’Hak semua orang, bukan hanya mereka yang tinggal di bantaran sungai saja, tetapi semua orang punya hak mendapat air, baik air permukaan termasuk sungai dan anak-anak sungai,’’ kata Abdul Rauf.(h03/clin)

Kemendagri Harus Periksa Desa Minim Penduduk Di Sumut MEDAN (Waspada): Agar penggunaan dana desa Rp1 miliar per tahun sesuai dengan harapan, pemerintah dalam hal ini Kemendagri dan Kemenkeu harus periksa semua desa yang minim penduduk di Sumut. “Terutama desa-desa yang ada di pelosok. Pemeriksaan ulang ini kami anggap perlu, agar hal seperti desa fiktip tidak terjadi lagi. Apalagi jika sampai pengucuran dana tersebut memang disengaja demi keuntungan pribadi oknum tertentu,” kata Anggota Komisi D DPRDSU Ari Wibowo, Senin (11/11). Politisi Partai Gerindra ini, sangat menyesalkan ditemukannya desa ‘hantu’ alias desa yang minim penduduknya, namun menerima anggaran dana desa mencapai Rp1 miliar dan untuk wilayah Sumut, ada desa yang penduduknya kurang dari 50 orang namun tetap menerima kucuran dana desa senilai Rp1 miliar. “Temuan tersebut harus diusut tuntas, jangan sampai menjadi ajang permainan oknum tertentu demi meraup keuntungan pribadi,” ujarnya. Menurut Ari, pembangunan desa harus didukung, namun tetap harus menjunjung prinsip keadilan dan pemerata. “Saya sangat setuju dengan pembangunan dari desa, tetapi harus berkeadilan dan merata. Seharusnya anggaran untuk jumlah penduduk desa yang sedikit jangan disamakan dengan desa berpenduduk yang lebih banyak,” sebutnya. Dia berharap, pemerintah menjemput bola turun langsung melihat kondisi sebenarnya dari desa-desa tersebut. Jangan sampai menjadi ajang bagi oknum untuk mendapatkan dana besar dengan mengadakan desa fiktif. “Jika terdapat indikasi permainan, sebaiknya cepat diserahkan ke penegak hukum,” tutur Ari. Ditemukannya desa-desa minim penduduk, namun tetap menerima anggaran dana desa yang besar, ini berdampak pada penggunaan dana desa tidak tepat sasaran dan pengelolaan dana desa yang tidak transparan. “Kami juga merasa heran kenapa dana desa itu bisa lolos ke desa yang minim jumlah penduduk. Padahal, pencairan dana desa itu dilakukan berjenjang dan bertahap, memiliki pendamping serta pengawas,” katanya. (h03)

PDAM Tirtanadi Tidak Ambil Air Dari Sungai Bedera M E D A N ( Wa s p a d a ) : Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara, memastikan tidak mengambil air dari Sungai Bedera, terkait ratusan ekor bangkai babi yang dibuang ke Sungai Bedera Danau Siombak, Kec. Medan Marelan. Demikian dikatakan Kepala Divisi Sekretaris Perusahaan (Kadiv Sekper) Humarkar Ritonga (foto) didampingi Kepala Divisi Pengolahan Air Minum (Kadiv PAM) Andrianto kepada wartawan di ruang Sekper PDAM Tirtanadi Jl. SM Raja Medan, Senin (11/11). Humarkar menegaskan, masyarakat pelanggan tidak perlu khawatir adanya bangkai babi yang dibuang ke Sungai Bedera, karena PDAM Tirtanadi tidak mengambil air untuk diproduksi dari Sungai Bedera. “Kami pastikan bangkai babi yang hanyut di Sungai Bedera tidak ada pengaruhnya terhadap kualitas air ke pelanggan, karena Tirtanadi tidak mengambil air dari Sungai Bedera,” kata Humarkar. Dijelaskannya, pelanggan di sekitar Sungai Bedera yaitu Kec. Medan Marelan, mendapat pasokan air dari Instalasi Pengolahan Air (IPA) Hamparan Perak yang berasal dari Sungai Belawan. Untuk itu, masyarakat pelanggan tidak perlu khawatir mengkonsumsi air di rumah karena berbeda sumber air baku yang diambil oleh Tirtanadi. Selain IPA Hamparan Perak, kata Humarkar, saat ini Tirtanadi mengolah sumber air baku untuk IPA Delitua dan Martubung berasal dari Sungai Deli, IPA Sunggal berasal dari Sungai Belawan, kemudian IPA Limau Manis dan Tirta Lyonnaise Medan (TLM) berasal dari Sungai Belumai. Sementara Andrianto mengatakan, PDAM Tirtanadi dalam mengelola air minum harus sesuai dengan Peraturan Menteri Kesehatan (Permenkes) No 462 Tahun 2010 tentang persyaratan kualitas air minum. Masyarakat tidak perlu khawatir karena kualitas air yang dikelola Tirtanadi telah sesuai dengan Permenkes. (cwan)

Masyarakat Wajib Dapat Pelayanan Kesehatan 100 Persen MEDAN (Waspada): Sektor kesehatan tidak hanya mengurusi masalah kesehatan yang dilihat masyarakat seperti penyakit difteri dan penyakit lainnya. Di balik itu, sektor kesehatan harus bekerja keras, namun banyak orang yang tidak mengetahuinya. ”Wajar, masyarakat banyak yang tidak tahu. Masyarakat baru mengetahuinya kalau ada penyakit,” kata Sekretaris Dinas Kesehatan Sumut Ridesman pada konferensi pers berkaitan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-55 tahun 2019, di aula Dinkes Sumut, Senin (11/11). Karena itu, kata dia, diperlukan peran media untuk memberi informasi kepada masyarakat, bahwa selain mengatasi masalah penyakti, dinas kesehatan juga melakukan kegiatan antara lain sosialisasi, seminar dan memberikan pelayanan kesehatan lainnya. Ditegaskannya, berdasarkan PP No 2 tahun 2018 mengatur 6 jenis pelayanaan dasar yang wajib diberikan Pemda pada masyarakat dikenal dengan Standar Pelayanan Minimal (SPM) yang salah satunya bidang kesehatan. Begitu juga pelayanan Dinkes Sumut. Pertama, sebut Ridesman, tiap ibu hamil dapat pelayanan standar berarti dapat pelayanan 100 persen dan ini yang harus dipantau media. ”Tiap ibu bersalin, bayi baru lahir dapat pelayanan standar di pelayanan kesehatan ditolong tenaga persalinan sesuai standar. Pelayanan standar juga diberikan kepada tiap anak pada usia pendidikan dasar yaitu 6 sampai 14 tahun, wajib dapatkan skrening atau deteksi. Tiap usia 15-59 tahun dan diatas 60 tahun wajib mendapatkan skrening juga tentang kesehatannya. Juga setiap penderita hypertensi, TBC, ODGJ, orang berisiko terinfeksi HIV wajib mendapatkan pelayanan kesehatan 100 persen. Dan ini tugas pemerintah,” tutur Ridesman. Sementara khusus pemerintah provinsi, menurut dia, ada 2 pelayanan yaitu terhadap krisis kesehatan akibat bencana seperti bencana lintas kabupaten, atau

berpotensi dampak luas ke kabupaten lain. Kedua, SPM provinsi yaitu kejadian luar biasa (KLB) penyakit terutama lintas kabupaten dan wajib diambilalih provinsi kalau dua kabupaten atau lintas kabupaten. “Tapi kalau KLB di satu kabupaten, tetap ditangani Pemkab setempat dan di back up provinsi. SPM bukan tanggungjawab dinas kesehatan tapi pemerintah,” ujarnya. Karenanya, menurut Ridesman, untuk mempercepat SPM, Dinkes Sumut menempuh 2 strategi yaitu program Indonesia Sehat dengan pendekatan keluarga atau PISPK dimana Puskesmas mendatangi keluarga, bukan menunggu masyarakat datang. PISPK lebih kepada orang kesehatan yang jeput bola. Strategi kedua, sektor kesehatan menggalakkan integrasi atau berkolaborasi dengan lintas sektor, stakeholder seperti penyediaan masalah air bersih dan jamban. ”Maka ada gerakan masyarakat sehat (Germas) yang dimulai sejak 2016 dan adanya Inpres nomor 1 tahun 2017 agar Pemda, Lembaga buat germas. Yang sulit merubah perilaku masyarakat dan salah satu caranya dengan Germas,” ujarnya. Maka pada HKN tahun ini, sebut Ridesman, kembali dilaksanakan kampanye terhadap generasi sehat menuju Indonesia unggul termasuk juga Lansia. Kegiatan lainnya yaitu forum ilmiah, talkshow, dialog interaktif, seminar dan upacara peringati HKN. Melepas 60 orang untuk berikan pelayanan kepada masyarakat atau bakti sosial di Tapteng. Konseling ibu hamil, balita serentak di seluruh Indonesia. Gerakan cuci tangan pakai sabun, pemberian kaca mata gratis, perlombaan, pemberian penghargaan kepada tenaga kesehatan, kepada kecamatan yang sudah bebas dari BAB sembarangan serta lainnya. ”Pelaksanaan HKN pada 17 November di Deliserdang, disemarakkan dengan family gathering, senam massal, konseling kesehatan jiwa, pengumuman pemenang lomba dan lainnya,” tutur Ridesman. (m25)

Waspada/ME Ginting

JAMAAH kaum ibu menghadiri peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, di Lapangan Porta Jl. Perjuangan, Kel. Pulo Brayan Bengkel, Kec. Medan Timur, Selasa (12/11).

Akhyar: Jadikan Maulid Perkuat Ukuwah Islamiyah MEDAN (Waspada): Ribuan umat Muslim menghadiri peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1441 H yang diselenggarakan Pemko Medan, di Lapangan Porta Jl. Perjuangan, Kel. Pulo Brayan Bengkel, Kec. Medan Timur, Selasa (12/11). Melalui peringatan hari kelahiran Rasulullah ini, Pelaksana tugas (Plt)Wali Kota Medan Akhyar Nasution, berharap dapat menjadi ajang silaturahmi bagi umat Islam guna menguatkan ukuwah Islamiyah, demi masa depan yang lebih baik untuk semua. Sejak pagi, warga dengan penuh antusias hadir di lapangan untuk mengikuti maulid. Tepat pukul 09:00, maulid dimulai dengan pembacaan ayat suci Alquran oleh Hj Nurjanah, qoriah terbaik ketiga MTQ Nasional di Pontianak 2019. Setelah itu, maulid yang dihadiri unsur Forkopimda Kota Medan, Sekda Kota Medan Wiriya Al Rahman, pimpinan OPD, camat dan lurah se-Kota Medan, tokoh agama, tokoh masyarakat, serta ibu-ibu pengajian dilanjutkan dengan doa bersama dipimpin Wakil Ketua MUI Kota Medan Hasan Maksum. Sebelum Al Ustadz Dandi Farid Mustofa atau lebih dikenal dengan nama Abi Makki dari Jakarta menyampaikan tausiah, Plt Wali Kota Akhyar Nasution dalam sambutannya mengatakan, peringatan maulid yang diperingati ini merupakan sebuah bentuk kecintaan akan sosok mulia bernama Muhammad bin Abdullah. “Allah SWT telah memberikan kita hadiahnya yang utama yaitu lahirnya Rasullah yang kelak akan

mengubah wajah dunia menjadi penuh kedamaian dan keselamatan,” katanya. Akhyar menuturkan, bukan hanya umat Muslim yang terpesona akan kharisma dan pesona yang dimiliki oleh seorang Nabi Muhammad. Bahkan seorang non Muslim bernama Michael Hart tahun 1978 menulis sosok Nabi Besar Muhammad SAW, sebagai sosok nomor satu paling berpengaruh di dunia. Dijelaskan Akhyar, Rasullah adalah sosok berjiwa besar yang tenang, dijunjung tinggi dan diciptakan untuk menerangi dunia. Kemudian memiliki pandangan yang kokoh, pemikiran yang lurus serta ditambah kecerdasan, kecermatan, dan pengetahuan akan kemaslahatan umat. “Semua kelebihan ini, merupakan bukti sahih dan nyata akan kepandaian Rasullah. Di samping itu kebenaran dan kejujuran adalah dasar semua kerja beliau dan menjadi pondasi semua sifat utamanya. Inilah sebab mengapa Rasullah sangat dimuliakan dan dicintai oleh umat Muslim di seluruh dunia,” tuturnya. Sementara itu, Al Ustadz Abi Makki dalam tausiyahnya mengatakan, ketaqwaan memiliki empat perisai yakni bersyukur ketika mendapat nikmat, sabar ketika mendapa cobaan, istiqomah dalam beribadah, dan bertaubat ketika melakukan kesalahan. Di samping itu, Abi Makki mengajak seluruh umat Muslim yang hadir agar selalu meneladani Rasullah SAW. Apalagi dalam Alquran disebutkan, Muhammad adalah uswatun hasanah yakni teladan yang baik. (m50)

Pelihara Iman Kepada Allah SWT

Tidak Gunakan Salam Pembuka Semua Agama MEDAN (Waspada): Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Medan Prof. H. Muhammad Hatta, menegaskan imbauan para pejabat tidak menggunakan salam pembuka semua agama saat sambutan resmi, memang harus dijalankan umat Islam dalam memelihara imannya kepada Allah SWT. “MUI Medan sudah pernah membahas ini dari hasil muzakarah yang menyatakan haram hukumnya mencampur adukkan nilai-nilai kebenaran menyangkut masalah akidah. Dan imbauan MUI Jawa Timur memang wajib diikuti bagi umat Islam yang tidak ingin merusak hubungannya dengan Allah SWT,” ujar Muhammad Hatta, kepada Waspada, Selasa (12/11). Sebelumnya diberitakan MUI Jawa Timur mengimbau para pejabat tidak memakai salam pembuka semua agama saat sambutan resmi. Imbauan ini terlampir dalam surat bernomor 110/MUI/JTM/2019 yang diteken Ketua MUI Jatim KH. Abdusshomad Buchori. Menanggapi hal ini, Ketua MUI Medan Muhammad Hatta, menyebutkan umat Islam harus pandai-pandai memilih mana yang menjadi simpati, empati dan hal-hal yang merusak hubungan dengan Allah SWT. “Kita berharap semua umat Islam memelihara imannya. Tapi kalau tidak mau, ya silahkan saja, karena itu merupakan imbauan,” katanya. Diakui Hatta, sekarang ini ada fenomena

dan tren para pejabat muslim, setelah mengawali ucapan salam secara Islam selalu diikuti dengan memberi salam agama lain. Padahal umat harus tahu mana yang membatalkan aqidah. Karena di dalam ucapan salam merupakan memuji tuhan ajaran agama lain. ”Ini tidak dibenarkan bagi seorang muslim, meski untuk yang namanya kerukunan umat beragama,” jelasnya. Dipaparkannya, salam agama adalah doa yang diajarkan masing-masing agama menurut tata cara yang telah ditetapkan. Dan bagi seorang muslim dilarang berdoa menurut tata cara yang ditetapkan oleh agama non Islam. “Kalau dengan alasan membangun toleransi, tidak boleh mencampuradukkan pemahaman tentang tuhan, tetapi sebaliknya justru dengan mengakui perbedaan itu. Karena dalam pengertian ini, Krishna bukan Kristus, Sang Hyang Widhi bukan Allah. Jadi MUI akan menyikapi ini untuk mengeluarkan fatwa agar syariat jangan terkontaminasi, dan umat jangan salah lagi,” tegas Hatta. Namun, jika nantinya ada pejabat yang masih menggunakan salam semua agama, maka tidak akan mempermasalahkan hal itu. “Itukan sifatnya imbauan. Kita sebagai payung umat agar melakukan sesuatu dengan baik, apa yang baik itu, jangan mencampurkan aqidah orang lain dalam aqidah kita, sebagai muslim, murka Allah sama kita kalau kita memuji tuhan orang lain,” tuturnya. (cyn)

Hempang Radikalisme, KNPI Gelar Dialog Di 10 Kampus MEDAN ( Waspada): Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) akan menggelar “KNPI Goes to Campus” untuk menghempang paham radikal di 10 kampus di Sumut. Perguruan tinggi di dorong menjadi garda terdepan menghempang paham radikal. Hal itu disampaikan Wakil Ketua Dewan Pimpinan Pusat (DPP) KNPI Sugiat Santoso MSP, saat berdiskusi dengan Dekan Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Sumatera Utara (USU) Dr Muryanto Amin, Selasa (12/11). Kata Sugiat, KNPI ingin mendorong agar para akademisi dan mahasiswa di berbagai kampus di Sumut, menjadi pelopor utama menghempang gerakan paham radikalisme. Mengapa harus di kampus, dia menilai, kampus sebagai lembaga pendidik tertinggi harus memaksimalkan fungsi dari tri dharma perguruan tinggi, yakni pendidikan, penelitian dan pengembangan. Dia ingin agar ada gerakan perlawanan, terhadap paham radikal di Sumut dan hal itu dimulai dari kampus. Menurut Sugiat, ada 10 kampus yang akan menjadi target program dialog publik “KNPI Goes to Campus”. Dimulai dari UMN Alwasliyah, Graha Kirana, UMSU, UISU, UMA, Panca Budi, Triguna Dharma, Unimed, UIN-SU, dan terakhir puncaknya di USU. Kegiatan ini dilaksanakan medio November-Desember 2019. Sementara itu, Dekan FISIP USU Dr Muryanto Amin mengatakan, sangat mengapresiasi dan mendukung apa yang dilakukan KNPI dalam menghempang paham Radikal. Katanya, tindakan ini tidak bisa dilakukan hanya dengan sekali dua kali dialog saja, namun harus lebih terencana dan terukur kemudian ada yang mengelola

disetiap kampus, agar bibit bibit yang mono dialog dihilangkan. Menurut dia, masjid-masjid kampus harus lebih dihandle, agar tidak dikuasai oleh satu kelompok tertentu saja. Masjid kampus juga menjadi penting untuk dikelola dosen atau mahasiswa, agar masjid kampus menjadi pusat aktivitas mahasiswa dan bukan kelompok tertentu saja. Mury tidak memungkiri, bibit bibit paham radikal itu ada terjadi di kampus. Katanya, penyebab adalah karena faham yang mereka dapatkan tentang Islam itu, tidak didialogkan secara serius dan tuntas, apalagi soal Islam dan budaya. (crds)

Waspada/Ronggur Simorangkir

WAKIL Ketua DPP KNPI Sugiat Santoso saat berdiskusi soal radikalisme dengan Dekan FISIP USU, Dr Muryanto Amin, Selasa (12/11).


Medan Metropolitan Kurir 17 Kg Sabu Dituntut Seumur Hidup B2

MEDAN (Waspada): Jaksa Penuntut Umum (JPU) menuntut Aulia Hadi Putra terdakwa kurir 17 kilogram sabu-sabu agar dijatuhi hukuman penjara seumur hidup, Senin (11/ 11) di Pengadilan Negeri (PN) Medan. JPU menilai terdakwa terbukti terlibat peredaran sabu seberat 17 Kg.”Meminta kepada majelis hakim yang memeriksa dan mengadili perkara ini supaya menjatuhkan pidana penjara seumur hidup kepada terdakwa Aulia Hadi Putra,” kata JPU Randi Tambunan. Di depan Majeli Hakim diketuai Ahmad Sumardi, Randi

Tambunan menjelaskan, terdakwa Auila Hadi Putra bersama empat terdakwa lainnya, nekat membawa sabu 17,687kg dari Pekanbaru menuju Medan pada Maret 2019. “Perbuatan terdakwa melanggar Pasal 114 (2) jo Pasal 132 (1) UU No. 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika,” ujar Randi. Sebelumnya, pada sidang pekan lalu, empat terdakwa lain yakni Sanjai Kumar, M. Suryadi , Syafri Ilhamsyah dan Zeni Rio Gultom juga dituntut jaksa dengan hukuman seumur hidup penjara.Usai pembacaan tuntutan, majelis hakim memberikan kesempatan terdakwa menanggapi tuntutan itu. Kepada majelis hakim terdakwa menyatakan

akan menyampaikan nota pembelaan yang akan dibacakan terdakwa, Selasa (12/11). Dalam berkas dakwaan jaksa disebutkan, kasus ini bermula pada 9 Maret 2019, saat itu terdakwa Syafri berada di Pekanbaru dan mendapat telepon dari Andi (DPO) menawarkan pekerjaan untuk membawa narkotika jenis sabu ke Medan. Terdakwa Syafri langsung menghubungirekannyaAuliaHadi danjugaterdakwaMSuryadi.Lalu pada pukul 21.00, terdakwa M SuryadiberangkatkeDesaSungai Pakning Kab. Siak dengan menggunakanmobilXeniawarna hitam Nopol BM 1190 AX. Sedangkan terdakwa Auli Hadi bersama dengan Zeni Rio

Waspada/Andi Aria Tirtayasa

KAPOLRES Pelabuhan Belawan AKBP Ikhwan Lubis menyaksikan Kompol Mustafa Nasution menandatangani naskah serah terima jabatan Kabag Ops, Selasa (12/11).

Kompol Mustafa Nasution Kabag Ops Polres Belawan BELAWAN ( Waspada): Kompol Mustafa Nasution AMD, SH Kabag Ops Polres Pelabuhan Belawan yang baru. Ia menggantikanKompolErinalyang akan memasuki masa pensiun. Kapolres Pelabuhan Belawan AKBP Ikhwan Lubis saat memimpin serahterima jabatan Kabag Ops tersebut, Selasa (12/ 11) di Lapangan Polres Pelabuhan Belawan menyebutkan serah terima jabatan merupakan proses yang sudah terencana dengan tujuan untuk menjamin dinamika manajemen organisasi. “Pergantian jabatan seperti

ini diharapkan akan tetap terpelihara sesuai fungsi dan perannya selaku pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat serta sebagai penegak hukum yang profesional,” tegas AKBP Ikhwan. Dalam kesempatan ini, Kapolres menyampaikan penghargaan dan terima kasih yang setinggi-tingginya kepada Kompol Erinal yang selama ini telah berbuat banyak dalam pelaksanaan tugas khususnya kegiatan K2YD yang sangat produktif dalam menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif diwilayah hukum Polres Pelabuhan Belawan.

“Kompol Erinal memasuki masa pensiun di bulan Desember nanti, semoga perjalanan kedinasannya dalam melaksanakan tugas dapat menjadi contoh dan sebagai motivasi dalam berdinas,” ujar Kapolres. Kepada Kabag Ops yang baru, Kapolres berharap menyesuaikan diri dengan lingkungan Polres Pelabuhan Belawan, meningkatkan sinergitas dan bekerjasama dengan stakeholder yang ada pada wilayah hukum Polres Pelabuhan Belawan sehingga terwujud wilayah yang kondusif (h04)

Serda Iman Meninggal Murni Karena Kecelakaan MEDAN(Waspada): Serda Iman Berkat Gea meninggal murni kecelakaan dalam latihan beladiri dan tidak ada faktor kesengajaan apapun.Hal tersebut dibuktikan adanya hasil visum dari pihak dokter yang menanganinya. “Kami disini mewakili Pangdam I/BB mengucapkan turut belasungkawa atas meninggalnya prajurit Yonif 122/TS,” kata Kapendam I/BB Kolonel Inf Zeni Djunaidhi, didampingi Danpomdan I/BB Kolonel CPM Sudarman Setiawan, Kakumdam I/BB Kolonel CHK T. A Nugraha. SH. MH, Danbrigif 7/RR Kolonel Inf Agustatius Sitepu. M.S.i, Kakesdam I/BB Kolonel CKM dr Sutan Bangun. S.P.B dan Danyonif 122/Tombak Sakti Letkol Inf Ahmad Aziz, saat memberikan keterangan pers,Selasa (12/11) di Ruang Media Centre Pendam I/BB Jalan Gatot Subroto,Km 7,5 Medan. Kapendam mengatakan, adanya jahitan dileher mendiang Serda Iman , Danru 3 Ton 1 Kompi B Yonif 122/TS Dolok

Masihul,Sergai, Sumut tersebut merupakan bekas suntikan formalin. “Suntikan formalin karena mendiang mau dibawa ke rumah duka keluarga di Nias dengan menggunakan jalur udara naik pesawat dan syarat membawa jenazah naik pesawat harus diformalin, “terang Kapendam. Kapendam juga meminta agar seluruh pihak tidak memviralkan kejadian duka tersebut melalui jejaring Medsos. “Ini kan suasana berduka, janganlah di viralkan, hormati keluarga yang ditinggalkan. Seharusnya suasana berkabung di isi dengan doa, agar arwah almarhum dapat tenang disana,sekali lagi saya tegaskan jangan percaya dengan informasi terkait mendiang Serda Iman yang tidak jelas sumbernya (hoaks), “ harapnya. Soal adanya dugaan informasiinformasi yang kurang bagus didengar atas meninggalnya Serda Iman pada, Senin (4/ 11),upaya-upaya yang kita lakukan telah ada. “Jenazah

menggunakan mobil toyota Avanza warna Silver Nopol BK 1796 HU dan tiba di Desa Sungai Pakning Kab. Siak, Pekanbaru sekira pukul 11.00.Terdakwa Syarif menyuruh Aulia Hadi bersama dengan Zeni Rio untuk menjumpai Andi (DPO) untuk menerima 2 buah tas berwarna hitam dan hijau yang di dalamnya terdapat 18 bungkus plastik teh warna hijau bertuliskan tulisan cina merek Guanyinwang yang berisikan narkotika jenis sabu seberat

17,687 gram.Setelah menerima barang tersebut terdakwa Aulia memberitahukannya kepada terdakwa Syarif. Tidak lama kemudian terdakwa Aulia bersama terdakwa Zeni Rio menghampiri terdakwa Syarif dan menghubungi Andi (DPO) memberitahukan bahwa barang sabu tersebut sudah bersamanya.Tidak lama berselang, saat hendak bertransaksi petugas polisi dari Ditresnarkoba Polda Sumut datang mengamankan para terdakwa. (cra)

Tersangka Korupsi GOR Tunggu Audit BPK MEDAN (Waspada):Penetapan tersangka kasus dugaan korupsi proyek rehabilitasi Gelanggang Olahraga (GOR) Asber Nasution Tebingtinggi masih menunggu audit Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI. Kepala Seksi Penerangan Hukum (Kasipenkum) Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejatisu) Sumanggar Siagian mengatakan kasus ini dalam tahap penyidikan dan masih butuh beberapa proses sebelum mengungkapkan siapa saja yang terlibat. “Kejari Tebingtinggi masih menunggu audit dari BPK. Kita tunggu sekitar dua minggu lagi hasil audit kerugian keuangan negaranya dari BPK, baru bisa kita sampaikan tersangkanya,” ucap Sumanggar. Sumanggar menjelaskan, dalam kasus ini suda ada 12 orang yang diperiksa, termasuk pihak kontraktor. Namun Sumanggar menegaskan bahwa proses tersebut masih untuk menggali keterangan. “Itu untuk menggali keterangan, namun tersangkanya belum. Nanti kita sampaikan perkembangan terbarunya,”tutur Sumanggar.Diketahui Kejaksaan Negeri Tebingtinggi tengah mengusut dugaan korupsi rehabilitasi GOR Asber Tebingtinggi yang berlokasi di Jl. Gunung Leuser, Kel.Tanjung Marulak, Kec. Rambutan, Kota Tebingtinggi. Bahkan Kejari juga sudah menggeladah Disporabudpar Kota Tebingtinggi. Beberapa kerugian negara disebutkan ada pada item penambahan daya listrik, perbaikan kursi dan jendela Tahun Anggaran 2017 yang dilakukan rekanan CV Sinergi. Perusahaan itu diduga menyalahi pengerjaan yang nilainya mencapai Rp199,43 juta. Pekerjaan proyek tersebut sudah dilakukan pada tahun 2016 oleh rekenan CV Sinergi. Padahal saat itu proyek tersebut tidak ditampung di APBD Pemko Tebing Tinggi Tahun 2016, dan baru dibuat dalam APBD Pemko Tebing Tinggi tahun 2017. (cra)

SEORANG pelajar SD saat menanyakan bahaya narkoba kepada personel Satres Narkoba Polrestabes Medan.

Sosialisasi Bahaya Narkoba Di Usia Dini MEDAN (Waspada): Polrestabes Medan melakukan sosialisasi bahaya penyalahgunaan narkoba terhadap usia dini terhadap pelajar SD Alwasliyah di aula Kampus Univa Jl. Sisingamangaraja Medan, Selasa (12/11) pagi. “Sosialisasi bahaya narkoba dihadiri 300 murid SD kelas 36, serta 20 guru staf pengajar,” kata Kasat Reserse Narkoba AKBP Raphael Sandy Cahya Priambodo. Materi yang dibawakan lanjutnya, tentang Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN). “Serta sosialisasi aplikasi Polisi Kita, facebook dan Instagram Satres Narkoba Polrestabes Medan,” jelas Kasat Narkoba Polrestabes Medan, Kegiatan yang dibawakan personil Sat Narkoba, Aiptu ST Hasibuan sambungnya, diawali dengan edukasi pemutaran film bahaya narkoba bagi anak. Serta upaya anak untuk bisa membentengi diri menolak narkoba.”Dari 135 peserta anak laki-laki, lebih dari setengahnya sudah merokok. Pihak sekolah cukup kaget dan siap bekerja sama dengan Sat Narkoba Polrestabes untuk membina anak didik mereka agar kedepannya menjadi lebih baik,” katanya.Diakhir acara diadakan tanya jawab. Ada 21 pertanyaan yang di sampaikan anak-anak. “Dari Sat Narkoba sendiri melakukan penilaian untuk 3 pertanyaan terbaik diberikan hadiah bingkisan berupa alat tulis serta buku buat keperluan belajar mereka,” jelas Raphael. (m39)

Soal Tanah Wakaf Sei Arakundo

LADUI MUI Minta Polisi Hentikan Pemanggilan Saksi MEDAN (Waspada): Lembaga Advokasi Umat Islam (LADUI) MUI Sumut meminta penyidik Polrestabes Medan menghentikan pemanggilan terhadap sejumlah kaum ibu (mujahidah) terkait kasus tanah wakaf di Jl. Sei Arakundo, Kelurahan Sei Sikambing D Kecamatan Medan Petisah. “Sesuai hasil rapat dengar pendapat (RDP) di ruang Komisi A DPRD Sumut

Waspada/Andi Aria Tirtayasa

KAUM ibu mujahidah pembela tanah wakaf Jl. Sei Arakundo saat beraudiensi ke LADUI MUI Sumut. Mereka diterima Direktur LADUI MUI Sumut Hamdani Harahap SH, MHum, Selasa (12/11).

Rabu 13 November 2019

Waspada/Andi Aria Tirtayasa

PARA penerima bantuan Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) foto bersama usai menerima bantuan dari Pelindo 1, Selasa (12/11).

Pelindo 1 Serahkan Bantuan PKBL Belawan BELAWAN ( Waspada): PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) (Pelindo) menyalurkan dana Program Kemitraan dan Bina Lingkungan (PKBL) sebesar Rp3,77 Miliar dari bulan Januari hingga Oktober 2019 untuk wilayah Belawan, Medan Marelan, dan sekitarnya. Penyaluran tersebut dilakukan secara simbolis kepada para penerima dana, Selasa (12/ 11) yang diserahkan oleh VP Program Kemitraan dan Bina Lingkungan Pelindo 1 Fatimah Zuhra. “Dana PKBL sebesar Rp 3,77 Miliar tersebut disalurkan untuk dana Program Kemitraan sebesar Rp 2,725 Miliar dari Januari hingga Oktober 2019 oleh Pelindo 1 Cabang Belawan kepada 38 mitra binaan berupa pinjaman lunak dari berbagai sektor,” terang Fatimah Zuhra. Fatimah menambahkan, sektor-sektor tersebut meliputi: industri, perdagangan, pertanian, peternakan, perkebunan, perikanan, jasa, industri, cluster, dan lainnya. Dan, Pelindo 1 juga menyalurkan dana Program Bina Lingkungan sebesar Rp 1,048 miliar di wilayah Belawan dan sekitarnya yang meliputi: bantuan pendidikan atau pelatihan, program peningkatan kesehatan, pengembangan sarana dan prasarana umum, sarana ibadah, pelestarian alam, serta bantuan sosial kemasyarakatan. Penyerahan dana kemitraan yang dilakukan secara simbolis diserahkan kepada Abu Bakar Syafii sebesar Rp 60 juta yang usahanya bergerak pada sektor perdagangan dengan menjual peralatan nelayan dan ATK di Belawan, Ruslan Effendi yang menerima dana kemitraan sebesar

Rp 50 juta untuk usaha kedai makanan dan minuman yang berlokasi di Belawan, serta Jauhari Abdi yang menerima dana kemitraan sebesar Rp 75 juta untuk usaha warung makanan yang berlokasi di Medan Marelan. Kemudian, untuk penyerahan bantuan Program Bina Lingkungan secara simbolis diserahkan untuk renovasi Pembangunan Masjid Taqwa Muhammadiyah Belawan sebesar Rp 30 juta, bantuan pengembangan sarana dan prasarana MI Swasta Al Washliyah 6 Belawan sebesar Rp 19 juta, bantuan pengadaan sarana dan prasarana PAUD Afifah Zein Medan Labuhan sebesar Rp 20 juta, dan renovasi SMP Swasta Nurani Belawan sebesar Rp 20 juta. Humas Pelindo 1, Fiona Sari Utami menjelaskan bahwa Program penyaluran dana PKBL yang dilaksanakan Pelindo 1 merupakan tanggung jawab sosial perusahaan terhadap masyarakat dan kondisi lingkungan sosial di wilayah sekitar Pelindo 1. Kegiatan ini juga sebagai salah satu wujud komitmen kepedulian Pelindo 1 untuk turut mendorong pertumbuhan ekonomi masyarakat.”Dengan penyaluran dana PKBL ini, Pelindo 1 berharap dapat meningkatkan perkembangan usaha kecil sehingga mampu membuat usaha-usaha tesebut semakin mandiri serta meningkatkan kualitas hidup masyarakat,” jelas Fiona Sari Utami. Dalam menjalankan bisnisnya, tambah Fiona, Pelindo 1 tidak hanya mencari profitabilitas, namun juga berkomitmen serius untuk memajukan masyarakat yang berada di sekitar wilayah kerjanya.(h04)

Keluarga Kades Buat LP Ke Polsek Delitua Untuk Ungkap Motifnya

Waspada/Ist

diantarkan langsung oleh Danyonif 122/TS dan anggotanya ke pihak keluarga, menerima dengan ikhlas,dan memar dikepala bagian belakang akibat mendiang terjatuh saat latihan itu juga,tidak ada indikasi apapun ini murni kecelakaan latihan, “ucap Kapendam. TNI , kata Kapendam tetap profesional, apabila ada ditemukan kejanggalan pasti diproses. “Sekali lagi saya tegaskan ini murni latihan,”tegas Kapendam. Pada kesempatan yang sama, Danpomdam I/BB Kolonel CPM Sudarman Setiawan menyampaikan, begitu terima informasi ada prajuritYonif 122/ TS, meninggal dunia saat latihan beladiri saya dapat perintah dari Kodam langsung turunkan Tim Investigasi. “ Apabila ada ditemukan fakta kelalaian dalam kejadian tersebut maka kita akan proses dan penanganan investigasi meninggalnya Serda Iman sampai saat ini masih dilakukan investigasi, “jelas Danpomdam. (czal)

WASPADA

beberapa waktu lalu melahirkan beberapa kesepakatan diantaranya pihak kepolisian menghentikan sementara proses penyidikan pidana terhadap pihak yang terkait masalah sengketa tanah wakaf Sei Arakundo,” tegas Direktur LADUI MUI Sumut Hamdani Harahap SH, MHum saat menerima audiensi dari kaum ibu di kantor MUI Sumut, Selasa (12/11). Dijelaskan Hamdani, pada RDP di gedung DPRD Sumut beberapa waktu lalu yang juga dihadiri perwakilan dari Poldasu, Polrestabes Medan, pengurus Yayasan Asrama Putri dan Rumah Sakit Bersalin Islam, ahli waris almarhumah Mardiah dan Ustadz Indra Suheri, telah melahirkan rekomendasi, diantaranya Komisi A DPRD Sumut meminta agar Pemko Medan meninjau ulang izin mendirikan bangunan (IMB) yang diterbitkan di atas tanah wakaf Jl. Sei Arakundo. “Selain itu, semua pihak harus menahan diri dan mengedepankan penyelesaian secara hukum. Agar pihak Poldasu menghentikan sementara proses penyidikan pidana sengketa tanah wakaf Sei Arakundo sembari menunggu adanya putusan tetap yang sedang diperiksa di Mahkamah Agung RI,” jelas Hamdani. Menurut Hamdani, pihaknya merasa heran atas keluarnya surat panggilan dari penyidik Reskrim Polrestabes Medan terhadap empat orang kaum ibu (mujahidah) yang berusia lanjut untuk menjalani pemeriksaan. “Penyidik Polrestabes Medan tidak mematuhi surat rekomendasi dari Komisi A DPRD Sumut dan terkesan berupaya untuk mengkriminalisasi terhadap perjuangan umat Islam dalam mempertahankan tanah wakaf,” jelas Hamdani lagi. Hamdani menambahkan pihaknya menyesalkan adanya upaya kriminalisasi terhadap para mujahidah tersebut dan siap memberikan advokasi.Sementara itu, Hj Mariani ,61, mengaku terkejut dengan adanya surat panggilan dari penyidik Polrestabes Medan untuk dimintai keterangannya sebagai saksi.”Saya heran, kok saya dimintai keterangan sebagai saksi. Namun saya akan menghadiri dan memberikan kesaksian,” ujar Hj Mariani yang akan menjalani pemeriksaan pada Rabu (13/11).(h04)

MEDAN ( Waspada): Keluarga Kades Desa Tengkuhen, Kec. Sibolangit ditemukan tewas di atas kloset kamar mandi dengan pisau tertancap di dada di rumah pendeta membuat pengaduan ke Polsek Delitua. Laporan polisi ini dibuat karena pihak keluarga mencurigai kematian korban dan berharap bisa mengetahui penyebab tewasnya Rely Kemit, 57.Tidak hanya itu, kematian korban dengan luka tusukan sebanyak lima liang menjadi kejanggalan terhadap pihak keluarga. Kapolsek Deli Tua, AKP Dolly N Nainggolan membenarkannya pihak keluarga sudah membuat laporan ke kepolisian terkait kejadian tersebut. ”Keluarga sudah membuat laporan ke polisi karena menduga korban dibunuh. Tapi setelah kita lakukan olah TKP sebanyak tiga kali, sampai saat ini belum kita temukan adanya unsurunsur dugaan pembunuhan,” katanya, Selasa (12/11). Menurutnya, pihaknya telah memeriksa setiap sudut TKP, seperti ventilasi, loteng, pagar, hingga CCTV di depan rumah. “Namun pihak kepolisian belum mendapati tanda-tanda kedatangan orang lain ke rumah itu,” jelasnya.Kasat Reskrim

Polrestabes Medan Kompol Eko Hartanto mengatakan, terkait penyebab pasti meninggalnya korban hingga kini masih dilakukan penyelidikan. “Masih kita lakukan penyelidikan intensif. Kami juga masih nunggu hasil visum,” katanya.Saat ditanya apakah memang ada orang lain di dalam rumah saat kejadian tersebut terjadi, Kompol Eko menjelaskan tidak ada orang lain. “Sementara hanya pembantu dan korban saja yang di rumah. Untuk hasil pengembangan, kami telah melakukan pemeriksaan saksi-saksi, olah tempat kejadian dan rekaman CCTV serta labfor,” ungkapnya. Saat ditanya apakah ada kerusakan pada rumah korban Kasat Reskrim menjelaskan, hingga saat ini tidak ditemukan kerusakan. “Dari olah TKP, inafis dan Labfor serta cek keadaan rumah korban tidak ada kerusakan,” jelasnya.Polisi juga telah meminta sejumlah saksi untuk memberikan keterangan terkait peristiwa yang menghebohkan warga Komplek Taman Permata Surya Jl. Eka Surya, Kec. Delitua, Kab. Deliserdang.”Untuk saksi sudah empat orang kita periksa yaitu pendeta atas nama Gayus, istri pendeta, pembantu pendeta dan kepala dusun setempat,” ungkapnya. (m39)

Paham Radikalisme Serang Kesadaran Masyarakat MEDAN (Waspada): Aksi terorime bukan terletak pada persoalan siapa pelaku, kelompok atau jaringan, melainkan tindakan yang memiliki akar keyakinan, doktrin dan idiologi yang dapat menyerang kesadaran masyarakat. Demikian dikemukakan, Kasat Reskrim Polrestabes Medan Kompol Eko Hartanto saat memberi pemahaman bahaya terorisme dan radikalisme kepada ibu-ibu pengurus Pia Ardhya Garini Lanud Soewondo di Aula Silindung Lanud Soewondo, Medan, Selasa (12/11). Dijelaskan, tumbuhnya terorisme tergantung di mana ia berkembang. “Jika hidup di lahan gersang maka terorisme sulit menemukan tempat. Sebaliknya jika hidup di lahan subur maka akan cepat berkembang,” jelasnya. Menurutnya, ada beberapa ciri yang dapat dikenali dari paham radikalisme, yaitu intoleran, fanatik, ekslusif, revolusioner. “Sikap radikalisme akan menjadikan seseorang dapat terjerumus dengan aksi terorisme,” jelasnya. “Faktor lainnya yang menyebabkan seseorang menjadi terorisme, yaitu kondisi dalam

negeri seperti masalah kemiskinan dan merasa kecewa dengan pemerintah,” ungkapnya. Untuk menangkal paham radikalisme lanjutnya, ada beberapa cara yang sangat penting dilakukan dalam melindungi generasi muda, seperti pendidikan, peran keluarga, komunitas masyarakat dan lingkungan. ”Generasi muda juga dituntut untuk memiliki daya tangkal yang kuat dalam menghadapi pengaruh dan ajakan radikalisme,” jelasnya.Eko mengatakan, untuk menangkal pengaruh radikalisme harus ditanamkan jiwa nasionalisme dan kecintaan terhadap NKRI, perkaya wawasan keagamaan yang moderat, terbuka dan toleran, bentengi keyakinan diri dengan selalu waspada terhadap provokasi, hasutan. “Paham radikalisme dan aksi terorisme mempunyai akar dan jaringan kompleks, yang tidak bisa hanya dilakukan dengan pendekatan hukum saja. Untuk itu diperlukan semua komponen masyarakat dalam memerangi aksi terorisme demi keberlangsungan hidup berbangsa dan bernegara,” jelaasnya. (m39)

Waspada/Ist

KASAT Reskrim Kompol Eko Hartanto foto bersama peserta usai memberikan pemahaman terorisme dan radikalisme.


Opini

WASPADA Rabu

13 November 2019

TAJUK RENCANA

Awas, Jauhi; Salam Campuran Bisa Bi’dah, Syubhat Dan Syirik ajelis Ulam a In don esia (MUI) Jawa Tim ur buat terobosan beran i dan sesuai bidan gn ya den gan m en gim bau um at Islam dan p ara p ejabat un tuk tidak m en gucapkan salam pem buka agam a lain dalam forum resm i. Kebiasaan itu dian ggap perbuatan bid’ah yan g dapat m erusak kem u rn ian agam a Islam . Sudah m en jadi pem an dan gan biasa jika seseoran g dalam berpidato, apalagi kap asitasn ya p ejab at p u b lik, sep erti h aln ya Presid en m en gawali p id ato atau sam butannya dengan m engucapkan salam pem buka khas dalam Islam yakni kalim at “Assalaam u”alaikum . Wr. Wb.” Lantas, disam bung dengan salam dalam agam a lain lain, yakni Syaloom , Om Swasti Astu, Nam o Buddaya yang lazim diucapkan di acara resm i. Terobosan MUI Jatim m en yerukan kepada um at Islam khususn ya dan kepada pem angku kebijakan agar dalam persoalan salam pem buka dilakukan sesuai dengan ajaran agam a m asin g-m asin g. Un tu k u m at Islam cu ku p m en gu cap kan kalim at, “Assalaam u’alaikum . Wr. Wb.” Im bauan MUI Jawa Tim ur itu diteken Ketua MUI Intisari: Intisari: Ja t im , KH . Ab d u ssh o m a d Bu ch o ri m em u at delap an bu tir tau siyah atau ‘’Jangan orang Islam pokok pikiran MUI Jatim . Salah satunya e n ye ru ka n u m a t Isla m d a n p a ra meminta juga pada Tu- m pejabat m uslim cukup m en gucapkan han dari agama lain, bisa salam pem buka khas dalam Islam yakni at “Assalaam u”alaikum . Wr. Wb.” dimurkai karena itu na- kalim Dengan dem ikian bagi um at Islam akan manya mempersekutu- dapat terhindar dari perbuatan syubhat yan g dap at m eru sak kem u rn ian dari kan dan dosa besar’’ agama yang dianutnya.” Demikian bunyi im bau an tersebu t. Dalam ajaran Islam p erbu atan dosa besar jika sam p ai m en yeku tu kan Allah SWT dengan bersalam , berdoa, dengan m akhluk selain Allah SWT. Walaupun hanya sekadar basa-basi saja juga tidak boleh diucapkan m engucapkan salam buat agam a lain karena setidaknya jatih pada perbuatan bid’ah, perbuatan m engada-ada yang ganjarannya bisa m asuk api neraka. Oleh karena itulah m engapa MUI Jawa Tim ur berpendapat salam m enurut Islam bukan hanya sekadar basa-basi m elainkan bentuk doa dan ibadah kep ada Allah SWT, Tu h an yan g diyakin i u m at Islam . Sem en tara salam pem buka dalam agam a lain juga m encerm inkan keyakinan pada Tuhan dari m asin g-m asin g agam a tersebut. Jika dicerm ati, salam adalah un gkapan doa yan g m eru ju k p ada keyakin an dari agam a terten tu . Tentu kita bersyukur dan m enyam but baik putusan dan im bauanm MUI Jatim seh in gga m em buka m jata buat MUI-MUI lain n ya m elakukan h al serup a karen a kajian n ya sam a berdasarkan Al-Qu ran dan h adits Nabi Mu h am m ad SAW. Pasti dalam in tern al MUI pun akan m en im bulkan m asalah, adan ya pen olakan , n am un kalau kajian n ya agam a p ada akh irn ya akan sep akat den gan p utusan MUI Jatim . Berat m em ang, kalau dasarnya kebhinnekaan, toleransi beragam a. Nam un kalau kajian n ya p ada ajaran Qu ran dan h adits kita yakin p ara u lam a dan p ara p ejabat pada akhirn ya bisa m en erim an ya. Hal serupa juga di kalan gan m asyarakat. Pada awaln ya berat karen a m erasa dikucilkan , n am un begitulah agam a m en gajarkan , m aka harus bisa diterim a sebagai sebuah fakta karena m asing-m asing punya Tuhan. Salam um at Islam , “Assalaam u’alaikum” yang artinya “sem oga Allah m encurahkan keselam atan kepada kalian”. Ungkapan ini adalah doa yang ditujukan kepada Allah SWT, Tuhan yang Maha Esa, yang tidak ada Tuhan selain Dia.” Sam a halnya dengan salam um at Budha, “Nam o Buddaya artinya terpujilah Sang Budha, satu ungkapan yan g tidak terpisahkan den gan keyakin an um at Budha ten tan g Sidarta Gautam a. Un gkapan pem buka dari agam a Hin du, “Om Swasti Astu” Om , adalah pan ggilan um at Hin du khususn ya di Bali kepada Tuhan yan g m ereka yakin i yaitu “San g Yan g Widhi”. Dengan dem ikian ungkapan Om Swasti Astu kurang lebih artinya, “sem oga San g Yan g Widh i m en curah kan kebaikan dan kebah agiaan”. Dalam im bauan itu, MUI Jatim juga m en yatakan m eski Islam m em iliki tradisi yang m enjunjung tinggi prinsip toleransi, nam un penerapannya perlu dibatasi untuk m enjaga kem urnian ajaran agam a Islam . Mengucapkan salam pem buka lintas agam a yan g dilakukan oleh um at Islam adalah p erbuatan baru yan g m erup akan bid’ah yang tidak pernah ada di m asa yang lalu, m inim al m engandung nilai syubhat yang patut dihin dari. Dukungan datang dari Sekjen MUI Pusat KH. Anwar Abbas m endukung im bauan MUI Jawa Tim ur. Dia m en yan gkal tudin gan pihak yan g m en yebut im bauan MUI Jatim berp oten si m en cederai p raktik toleran si an tarum at beragam a di tan ah air selam a ini. Sebab, Al Quran dan Sunnah Nabi SAW serta UUD 45 pasal 29 m enjam in setiap warganya untuk m enjalankan ibadah sesuai agam a dan keyakinannya m asingmasing. MUI tugasnya menjaga umat Islam baik akidahnya, akhlaknya, muamalahnya su p aya tidak terkon tam in asi dan jan gan ru sak. Oleh karen a itu jan gan terkecoh dengan aliran sinkretisme agama dan pluralisme agama, atau paham yang menyatakan sem ua agam a itu benar. Bagi orang Islam doa m em inta kepada Allah. Jangan orang Islam m em inta juga pada Tuhan dari agam a lain, bisa dim urkai dan berdosa karena itu n am an ya m em persekutukan Nya, dosa yan g palin g besar dalam agam a Islam , itu n am an ya syirik! Hati-hati, awas! Pilih putusan dan im bauan MUI (agam a) atau p ilih toleran si boleh -boleh saja, jan gan dibesar-besarkan , sep erti kata seju m lah p ejabat, Wam en ag.+

M

APA KOMENTAR ANDA SMS 08116141934

Faks 061 4510025

Faceb ook Sm swasp ad a

+6285260088842 Jika Mahasiswa masih tidur duduk krn tdk diterbitkan Perppu KPKoleh presiden, pertanda m ah asiswa calon p em im p in yg su ka tidu r. -( J@ULTOP’$)+6282370870343 Kapolres Pelabuhan Belawan AKBP Ikhwan Lbs bantu penjaga kubur...sbt media. *gGg* Pen jaga Ku bu r ”Men doakan” Walkot Medan . He...h e...h e. +6285836382449 Untuk Bapak Kepala Kantor Imigrasi Klas I Mdn. Saya Adi di Binjai Pak. Tolong Cek kan didata Pasp ort. Istri saya En dan g Sum i Sep trim an in gsih Alias Nin in g. +6281316403659 Game penghinaan nabi umat Islam, mungkin sengaja dibuat oleh sisa sisa PKI sebagai bentuk balas den dam . +6282370870343 *gGg* Sangkin benci dan antinya pd Islam , sebutan / gelar/ nam a pun dilecehkan . Ab u Jan d a ~> Ab u = Ortu laki2 -> Jan d a = Ortu p erem p u an . +6285260088842 Khotbah Jum at Menag tanpa Shalawat jadi polem ik... sbt m edia. -(J@ULTOP’$)>> Bikin Gadu h teru s... Yah u dah Usir saja dia dari situ ...!!! +6282362567380 Utan g terusss… kom isi m en galir terus… Pan tas saja dipuji-puji asin g sebagai m enteri terbaik. Karena rupanya m em berikan kem udahan kepada asing yang m au n gutan gi. Oalaaa… Parah n ya lagi rakyat yan g dicekik. Iu ran BPJS n aik tak tan ggu n g-tan ggu n g, subsidi listrik dicabut dan m au dicabut lagi, BBM pun sudah lam a din aikkan , sudah naik prem ium langka lagi. Asik lagi dijalan terus kalau ditanya kenapa di SPBU koson g. Hadeh h h … +6281533822010 Apa..! Am dal m au dihapuskan ..????? Em an g in i n egara n en ek m oyan g loe? Itu Am dal un tuk m en gan alisis apakah proyek pem ban gun an tidak m en ggan ggu atau m erusak lingkungan? Merusak budaya atau tidak? Dan bernilai ekonom i atau tidak. Jadi kalau dihapus, m an a tau kita apa un tun gn ya in vestasi. Kalau han ya m erusak lingkungan, m erusak budaya dan tidak bernilai ekonom is ngapai juga ada investasi!!! +6285830586814 Ada anak menteri diperiksa dalam kasus korupsi di Medan. He he he… Memangnya baru tahu kalau proyek-proyek pem bangunan itu didikte oleh pejabat pusat. Apalagi p ejabat p u sat yan g berasal dari daerah in i. Weleh -weleh h h … +6282370870343 *gGg* Karena tak tahu mau ngerjakan apa atau krn sdh terlalu banyak Peraturan &UU dibuat namunRakyat&NegaratidakjugaAman,Makmur&Sejahtera,danagarkelihatanadaprogramkerja,makadi n egeri ”An tah beran tah” tsb diben tu klah satu Kem en terian baru yakn i Kem en terian Radikalism e & Cadarism e... yg Visi & Misin ya ke”GADUH”an . +6281396327911 Kurir sabu 17,6 kg dituntut seumur hidup, padahal dinegara lain seperti Malasyia dan Singa pura bisa Hukuman mati.Skrg jadi tahu siapa yg menyebabkan Narkoba mera jalela dan tak bisa diberantas, salah satunya karena Hukum dan Pene gak Hukum yg Lemah ! +6285260088842 Eks Dirut PT PLN Sofyan Basir di von is bebas. -(J@ULTOP’$)-Von is yg terpap ar Revisi UU KPK.

B3 Bangunan Bersejarah Dan Pariwisata Oleh Budi Agustono Berkembangnya pariwisata sebangun dengan profesionalitas pemeliharaan bangunan bersejarah. Jika masih menjalankan relasi bangunan bersejarah acak-acakan niscaya mematikan hasrat pengunjung angunan bersejarah merupakan peninggalan masa lalu. Masa lalu m eru p akan tin d akan kolektif m asyarakat un tuk survivalitas keh id u p an m an u sia yan g telah terjad i Pen in ggalan m asa lalu ada yan g berupa benda, ada yang tidak benda. Peninggalan tak b en d a sep erti kesen ian d an trad isi m enggam barkan dan m em uat keindahan d a n p e sa n a d ilu h u n g ya n g m e n ja d i pedoman dan pegangan hidup masyarakat. Peninggalan m asa lalu berupa benda lazim nya berupa bangunan yang m em iliki ra ga m fu n gsi u n tu k m em erta h a n ka n keberlangsungan masyarakat dan meneruskan tradisi atau kebiasaan sebagai penuntun tin dakan bersam a diran can g ban gun an seb agai tem p at b erted u h . Atau u n tu k berkom unikasi dengan Pencipta didirkan tem pat ibadah m asjid, gereja atau candi. Masjid , gereja d an can d i b ah kan yan g terakh ir telah berdiri ribu an tah u n lalu . Be rd irin ya b e rm a ca m b a n gu n a n m em iliki m ultifungsi berbarengan dengan m akin m em besarn ya tun tutan perkem ban gan m asyarakat. Di pusat peradaban Asia, Am erika Latin, dan Eropa telah m eninggalkan bangunan besar penuh keindahan m enjadi saksi tingginya akal budi m asyarakat. Bahkan peninggalan bangunan besar itu sam pai sekarang m asih berdiri indah, memesona dan mengagumkan. Bangunan iitu m eski berum ur ratusan m alah ribuan tah u n lalu karen a dijaga dan dip elih ara sam p ai sekaran g m asih berdiri. Sewaktu Asia memasuki masa kolonisasi ab ad ke d elap an b elas teru tam a ketika ekspansi kapitalism e kolonial m enem bus jantung asyarakat, di banyak negara lewat in jeksi m odal kolon ial yan g m en goperasikan kep en tin gan b isn is b erkop erasi den gan pen gelolaan kekuasaan di pusat kota didirikan bangunan bergaya kolonial dengan m em ola atau m enyerupai bangunan negeri induknya. Bangunan yang didirikan di pusat kota m em iliki banyak fungsi dan m acam tujuan. Nam un di atas sem ua ini bangunan yang berdiri di abad ke tujuh

B

belas dan ke delapan belas di negara bekas jajahan Belanda, Inggris, Perancis, Belgia dan Jerm an ada yan g m asih berdiri dan terp elih ara den gan baik, ada yan g tidak terja ga d a n tid a k terlin d u n gi seh in gg bangunannya diganti bangunan lain yang tak terkait den gan ban gu n an lam a. Bangunan bersejarah yang ditata, dipelihara dan dilin dun gi tidak saja m em erlihatkan tingginya kesadaran publik m engelolanya, tetapi juga m endorong keingintahuan dan minat orang dari penjuru dunia untuk m enyaksikan keunikan dan keindahan bangunan bersejarah tersebut, apalagi jika ban gun an bersejarah yan g berada di p u sat kota akan m elam bu n gkan h asrat pengunjung dari belahan dunia mendatangi b an gu n an b ersejarah terseb u t sem b ari m en ikm ati ken yam an an kota. Jika minat orang mendatangi bangunan bersejarah m en in ggi artin ya sam a sebangun dengan bertum buhnya perkem ban gan pariwisata. Destin asi wisata terkait d en gan kein d ah an , ken yam an an , d an pengelolaan bangunan bersejarah. Banyak n egara m en gan d alkan p ariwisatan ya d en gan m en ju al b an gu n an b ersejarah . Pengelolaan bangunan bersejarah paralel den gan destin asi wisata. Jika ban gu n an bersejarah dikelola rasion al akan dapat mengalirkan pendapatan ekonomi. Mengalirnya pendapatan ekonom i salah satunya terkait dengan kehadiran bangunan bersejarah . Ham pir sem ua n egara yan g m en jadi destin asi wisata m an cara n egara selalu terkoneksi dengan bangunan bersejarah. Hampir tidak ada negara yang menjadi diestin asi wisata koson g den gan ban gu n an bersejarahn ya. Mesir m en jadi salah satu destin asi wisata du n ia terken al den gan p iram id n ya. Kam b oja terken al d iken al karena Angko Wat, Inggris dikunjungi wisatawan m an caran egara lan taran istan a Buckin gham dan Museum Nasion aln ya, Paris didatangi wisatawan karena Menara Eiffel dan istana kerajaannya yang mengundang decak kagum pengunjung dunia. Jika

m en gun jun gi n egara Skotlan dia terlihat pariwisatanya sangat bagus karena wisatawan m enaruh m inat m engunjungi Idenburgh kota tua yang indah. Selain ini ada dan kastil Idenburgh yang populer. Di Indonesia wisatawan terkagum dengan Borobu du r dan Pram ban an . Pen gelo laan Selain in i jika tata laksan a pariwisata d ila ku ka n d e n ga n ke su n ggu h a n d a n profesionalitas dan m enjagaa pelayanan publik, bangunan bersejarah akan menjadi penyokong industri pariwisata. Di negara yan g m em ertahan kan , m em elihara dan m elindungi bangunan bersejarah, industri pariwisatanya berkembang dan maju. Maju karena dikelola secara professional untuk m enjual bangunan bersejarahnya. Relasi antara bangunan bersejarah dengan pariwisata di an taran ya dap at terlih at di Iden bu rgh Skotlan dia. Idenburgh adalah kota tua yang berdiri pada abad kedua belas, terletak di pegunungan Skotlandia. Pada abad ke tujuh belas Idenburgh m em ainkan peran penting dalam perdagangan, industri dan pem ikiran, Meski kotam ini berdiri ratusan tahun lalu tetapi terpelihara, tertata dan terjaga dengan indah. Kota tua ini tertata apik dan m engagum kan . Tan da kebesaran m asa lalun ya berupa bangunan lam a m asih terasa kuat, m alah dalam setiap ban gu n an terten tu m asih terbaca waktu berdirinya bangunan tersebut. Selain kota tua, Idenburgh Skotlandia masih masih memiliki bangunan bersejarah yang menghidupkan pariwisata, yaitu kastil Idenburgh. Kastil ini berdiri di abad ke tiga belas dan terletak di ten gah kota Id en b u rgh . Kastil Id en b u gh tid ak saja m enjadi tem pat bersem ayam nya raja dan kelu a rga b a n gsa wa n m ela in ka n ju ga berfungsi sebagai benteng pertahanan kota. Kem u d ian kastil in i m en jad i salah satu ban gun an bersejarah yan g dijual n egara Skotlan dia un tuk destin asi wisata. Pen gu n ju n g ya n g m a su k ke ka stil Idenburgh dengan sigap dipandu petugas keam anan m em beli tiket. Di dalam kastil dibuka loket tiket yang bersih dan nyam an yang dipasang strip pem batas loket tiket. Siapa saja yang m em beli tiket harus antri. Setelah beroleh tiket pengunjung ditawari headset, alat elektronik m esin penerjem ah yang selama berkunjung di kastil mendapat inform asi secara elektronik tentang sejarah kastil ini yang dikalungkan ke bagian tubuh. Alat penerjem ah elektronik ini terdiri dari beberapa bahasa bergantung bergantung

dari mana asal pengunjung. Yang pasti tidak alat penerjem ah ini bahasa Indonesia. Alat penerjem ah ditawarkan pengunjung jika digunakan dipungut bayaran di luar biaya tik et. Den gan m em akai alat pen erjem ah pengunjung dapat membawa ke mana saja dan di tem pat-tem pat tertentu alat penerjem ah itu m enjelaskan situs kastil m elalui bahasa asal pengunjung. Dengan demikian p e n gu n ju n g t id a k la gi m e m e r lu ka n p em an du karen a su dah digan tikan alat penerjemah. Selain itu pengunjung diarahkan secara b ertah ap m en u ju d ari satu tem pat ke tem pat lainnya di dalam kastil. Di dalam kastil terdapat pen in ggalan atau properti raja atau keluarga raja yang ditata teratur dan rapi. Properti raja yan g tak tern ilai hargan ya dip ajan g tapi tidak boleh difoto. An tara satu ruan g ke ruan g lain n ya dipasan g kam era pen gin tai yan g bertujuan m em antau gerak gerik pengunjung. Di dalam kastil tidak ada gerai souvenir. Gerai souvenir ditem patkan di sepanjang jalan menuju masuk kastil. Jika pengunjung in gin ke toilet deretan tem p at bu an g air kecil dan bilik kloset tersedia berjajar di ru an gan yan g b ersih . Su asan a n yam an ditambah lagi tertatanya pengelolaaan pariwisata dan warisan budaya yang dikem as apik m enarik m inat pengunjung dari belahan negara dunia menyambangi Idenburgh. Jika kita bangsa Indonesia ingin menjual bangunan bersejarah dan pariwisata pengelolaan dan pelestarian warisan budaya di Idenburgh Skotlandia perlu dicontoh guna menarik pengunjung dari luar negeri. Bangunan bersejarah dan pariwisata yang berjalan sin ergis dan salin g kait m en opan g akan mengundang pengunjung mendatangi dan menikmati keindahan bangunan bersejarah sembari membeli cindera mata masyarakat tem patan . Pen gelola ban gun an bersejarah dan jagad pariwisata di republik ini harus banyak belajar dari negara lain untuk m endorong tumbuh kembangnya pariwisata. Berkembangnya pariwisata sama sebangun dengan profesion alitas pem eliharaan ban gun an bersejarah. Jika kita m asih m elakukan dan m enjalankan relasi bangunan bersejarah dan p ariwisata secara acak-acakan dan ugal-ugalan niscaya akan mematikan hasrat d a n ga ir a h p e n gu n ju n g n e ga r a la in m engunjungi bangunan bersejarah yang tersebar di berbagai wilayah republik ini. Penulis adalah Dekan Fakultas Ilm u Budaya USU.

Pengantar Hukum Konstitusi (Resensi Buku) M a je lis P e r u b a h a n U U D, D PRS, Ko m it e Nasion al Pu sat (saat UUDS Tahun 1950), hingga MPR (UUD NRI Tahun 1945 pasca am an dem en ). Ta k k a l a h menarik, penulis yang juga dosen fakultas hukum UMSU m em uat p em b ah asan m en gen a i Ha k Asa si Ma n u sia (H AM ) d a la m konstitusi Indon esia, sebab in i m e n ja d i p o in p en tin g d a la m se b u a h ko n stitu si. Nam u n ya n g m e m bedakan dengan b u ku h u ku m kon stitu si lainnya, penulis m e n gu la s m e n g e n a i H AM dalam perspektif barat, perspektif Islam , d an ju ga dalam perspektif b e r b a ga i ko n st it u si ya n g p ern ah berlaku di In don esia.

Oleh Cynthia Hadita Judul Buku Penulis Penerbit Tebal Buku

: Pengantar Hukum Konstitusi : Eka N.A.M Sihombing, S.H., M.Hum : Setara Press : 137 Halaman

onstitusi sebagai aturan tertinggi dalam tatan an h ierarki p eru n d an g-u n d an gan d i In d on esia m e n ja d i d a s a r a t u r a n d i b awah n ya m u lai d ari u n d an g-u n d an g sam pai den gan peraturan daerah. Kon stitusi dalam arti sem pit m erupakan Und an g-Un d an g Dasar Negara Rep u b lik In don esia Tahun 1945 (UUD NRI Tahun 1945). Sedangkan dalam arti luas konstitusi berarti UUD NRI Tahun 1945 dan aturan dibawahn ya. Sebagai kiblat hukum berbagai aturan, kon stitu si b ersifat d erivatif b agi atu ran hukum dibawahnya yang tidak boleh kontradiktif untuk menjamin kemanfaatan dan kead ilan u n tu k m asyarakat. Mu lai d ari ben tu k n egara dan sep erti ap a p erin tah yan g harus dijalan kan dalam kehidupan bern egara, sudah diatur cukup kom prehen sif di dalam konstitusi sehin gga sejak tahun 2002 (sudah 17 tahun) belum kembali diadakan am an dem en . Kon stitu si yan g selalu m en jadi prim adon a pem bahasan m enarik dalam kehidupan berbangsa dan bernegara nam un cukup jarang dilakukan am andem en karena proses perubahannya yan g bersifat ajek. Sehingga, kita perlu m engetahui lebih jauh tentang hukum konstitusi itu dengan cara m em p erkaya literatu r. Salah satu literatur yang dapat dibaca ya itu b u ku ya n g b erju d u l “Pen ga n ta r Hukum Konstitusi” yang akan m enam bah khazanah wawasan dan pengetahuan kita m engenai konstitusi sebagai poin penting dalam m em aham i tentang ketatangeraan. Pe m b a h a sa n d a la m b u ku in i sa n ga t kom prehen sif dalam m en gan tarkan kita m em aham i m en gen ai hukum kon situsi, m ulai dari konsep konstitusi dan konstitusionalieme, klasifikasi konstitusi, perubahan konstitusi, penafsiran konstitusi, perkem b an gan kon stitu si d i In d on esia, m ateri m uatan konstitusi Indonesia, proses perubahan kon stitusi di In don esia, hak asasi m anusia dalam konstitusi Indonesia yang keselu ru h an n ya d ikem as d alam 8 b ab , nantinya bagi pem baca akan cepat m encern a su b stan si d alam b u ku in i karen a disusun secara sistem atis dan bahasa yang m udah dipaham i. Setelah m em baca buku ini kita dapat m en getah u i ten tan g diferen siasi an tara konstitusi dan konstitusionalism e. Konstitusionalisme dalam wujud peraturan tertulis yang m em iliki kredibilitas untuk m em batasi kekuasaan politik dan juga sebagai sebuah paham pem erin tahan yan g berlandaskan konstitusional. Menurut penulis, konten konstitusi yang baik secara general harus m em uat: (1) hak asasi m anusia dan kewajiban warga n egara; (2) kedaulatan dan ben tuk n egara; (3) Ben tuk pem erin t a h a n ; (4) sist e m p e m e r in t a h a n ; (5) pem bagian kekuasaan negara; (6) alat-alat p erlen gkap an n egara; (7) tugas alat-alat perlen gkapan n egara; dan (8) hubun gan tata kerja alat perlengkapan negara. Sejarah

K

konstitusi dari m asa ke m asa yang dikem as secara menarik juga tertuang di dalam buku ini. Pada h akikatn ya terdap at beberap a klasifikasi konstitusi m ulai dari bentuknya, sifat, nilai kedudukan, bentuk negara, dan sistem pemerintahan negara dan klasifikasi den gan perspektif lain n ya yan g di in tegrasikan dari p en dap at ahli dalam n egeri m aupun luar n egeri sehin gga kita dapat mengetahui mengenai klasifikasi konstitusi dari banyak sudut pandang. Pendapat ahli dari dalam n egeri yan g digu n akan yaitu Jimly Asshiddiqie yang membagi konstitusi m en jadi kon stitu si m ateriil dan form al, sedangkan pendapat ahli dari luar negeri yang digunakan yaitu K.C. Wheare dan Carl Schitt sehingga dapat mempertajam wawasan kita m en gen ai klasifikasi kon stitusi. Perubahan konstitusi (UUD NRI Tahun 1945) yang tidak hanya dilakukan dengan ca ra a m a n d e m e n se b a ga im a n a ya n g diterapkan di Indonesia, nam un ada pula yang dilakuan secara revision, alteration, ch an ge, m od ified , review, revision an d am endem ent yang dilakukan oleh negaranegara lain untuk mengubah konstitusinya. Perubahan kon stitusi diberbagai n egara juga dilakukan m elalui kewenangan yang bervariatif yaitu dapat dilakukan m elalui legislatif, referendum , penafsiran hakim , kebiasaan dan tradisi yang diurai penulis secara kron ologis. Selain perubahan konstitusi, penafsiran konstitusi (constitutional interpretation) yang m etodenya cukup banyak sehingga m enjawab rasa penasaran kita m engenai seperti apa hakim pada Mahkamah Konstitusi melakukan penafsiran terhadap ketentuan hukum yan g m en gikat dan bersifat final and binding itu dapat m em enuhi rasa kead ilan b agi m asyarakat. Pad a b agian mengenai perubahan konstitusi juga dikomparasikan den gan perubahan kon stitusi di Amerika Serikat yang menjalankan sistem an glo saxon . Perkem bangan konstitusi di Indonesia dari m asa ke m asa juga m en jadi pem bahasan pada buku in i. Berbagai din am ika perkem bangannya dapat dipaham i secara universal tentang sejarah panjang dan juga seperti apa politik itu mempengaruhi warna konstitusi yang sem pat dim obilisasi oleh kepentingan-kepentingan segelintir pihak, bagaim an a p roses m en em u kan kon sep un tuk dipilih kon stitusi m odel apa yan g cocok un tuk In don esia, hin gga akhirn ya kem bali pada konstitusi (UUD NRI Tahun 1945) yang sesuai dengan apa yang dibutuhkan m asyarakat. Penulis mengurai perkembangan konstitu si m u lai d ari UUD NRI Tah u n 1945, Kon stitu si Rep u b lik In d on esia Serikat Ta h u n 1949, Un d a n g-Un d a n g Da sa r Sementara Tahun 1950, kembali pada UUD NRI Tahun 1945, tidak sam pai disitu, lebih kom plit lagi, pen ulis buku m em uat perke m b a n ga n ko n st it u si sa m p a i p a d a am an dem en UUD NRI Tah u n 1945.

Materi m uatan konstitusi diulas tidak h a n ya ya n g terkin i sa ja , seb a b sega la sesuatunya tidak terjadi begitu saja nam un terd a p a t b erb a ga i m a ca m p rosesn ya . Materi muatan yang diulas mulai dari materi m uatan pada UUD NRI Tahun 1945 (sebelu m am an dem en ), Kon stitu si Rep u blik In don esia Serikat Tah u n 1949, Un dan gUndang Dasar Sementara Tahun 1950, UUD NRI Tah u n 1945 (sesudah am an dem en ) sehingga tam pak perubahan-perubahan itu , dari kon stitu si yan g du lu n ya dalam kurun waktu 14 tahun (1945-1959) berubah bentuk secara signifikan hingga saat ini sejak tahun 2002 (sudah 17 tahun) belum mengalam i perubahan m eskipun terdapat berbagai wacan a am an d em en n am u n tid ak substansial m engubah m engenai kedaulatan, bentuk negara, sistem pemerintahan yang terjadi pergulatan diantara founding fath ers kita terd ah u lu , karen a ad an ya konsensus bangsa yang sudah m erasa cocok den gan hal m en dasar seperti ben tuk negara sebagaim ana dalam Pasal 37 ayat (5) “Kh u su s m en gen ai b en tu k Negara Kesatuan Republik Indonesia tidak dapat dilakukan perubahan”. Proses perubahan konstitusi juga dibandingkan tata cara perubahannya mulai dari UUD NRI Tahun 1945 (sebelum amandeen), Kon stitu si Rep u b lik In d on esia Serikat Tahun 1949 (KRIS Tahun 1949), Un dan gUn d an g Dasar Sem en tara Tah u n 1950 (UUDS Tahun 1950), UUD NRI Tahun 1945 (sesudah am andem en). Sehingga tam pak warna lembaga-lembaga negara yang sempat ada dalam usul dan persetujuan terhad ap p eru b ah an kon stitu si d i In d on esia m ulai dari sen at (saat KRIS Tahun 1949),

Peresensi adalah Mahasiswi Pascasarjana FH USU, Peneliti Di Yayasan Rum ah Konstitusi Indonesia (YRKI), Alum ni FH UMSU.

Pengum um an Redaksi m en erim a kirim an karya t u lis b e r u p a a r t ike l/ o p in i, s u r a t p em b a ca . Kirim ke a la m a t red a ksi dengan tujuan ‘Redaktur Opini Waspada’ d e n ga n d is e r t a i CD a t a u e m a il: op in iwasp ada@yah oo.com . Pan jan g artikel 5.000-10.000 karakter den gan dilengkapi biodata dan kartu pengenal (KTP) p en u lis. Naskah yan g d ikirim a d a la h ka rya o risin il, b elu m / tid a k diterbitkan di media manapun. Isi tulisan m en jadi tan ggun g jawab p en ulis.

SUDUT BATUAH * Pem provsu tidak m am pu hadapi wabah ko lera babi - Ta nya kena p a ? * Judi togel, sabung ayam dikabarkan bebas beroperasi - Bebas ham batan, kayak jalan tol, he...he...he * Ke t u a D P RD D S : Ta n g k a p pem buang bangkai babi - Iyalah, jangan lepas tanggungjawab l Doe Wak


Aceh

B4

WASPADA Rabu 13 November 2019

4 Pelajar Aceh Berkompetisi Di Kuis KiHajar BANDA ACEH (Waspada): Empat pelajar jenjang SD/SMP/SMA/SMK asal Provinsi Aceh akan berkompetisi di Kuis Kita Harus Belajar (KiHajar) Tingkat Nasional Tahun 2019, yang berlangsung pada 11-15 November 2019, di Hotel Kristal, Cilandak, Jakarta Selatan. Keempat pelajar Aceh itu yakni Keisya Aurelia Mahira (SD Teuku Nyak Arif Fatih Bilingual School, Banda Aceh), Hanif Azzikri Hidayatullah (SMP Fatih Bilingual School, Banda Aceh), Adinda Nurkhairi(SMAN 3 Banda Aceh), Putri Amalia Husna (SMKN 1 Banda Aceh). Kepala Dinas Pendidikan Aceh, Rachmat Fitri HD, mengapresiasi dan mendukung sepenuhnya pelajar asal Aceh yang akan berkompetisi di ajang kuis KiHajar Tingkat Nasional 2019. “Ini bagian dari upaya kita dalam stimulus pendidikan di Aceh berbasis pemanfaatan TIK. Sehingga, visi Aceh Hebat benar-benar dapat terlaksana dengan sepenuhnya,” ujar Rachmad.

Kepala UPTD Balai Tekkomdik Disdik Aceh, Teuku Fariyal melalui Kasi Pengembangan dan Produksi, Debby Anggrainy menyampaikan peserta Kuis KiHajar asal Aceh sudah berada di lokasi kegiatan dimaksud. “Saat ini keempat mereka sudah berada di lokasi dan sedang menunggu proses pemanggilan antrean presentasi Video Science Technology Engineering dan Mathematic (STEM) dalam bentuk Slide Power Ponit,” ujarnya, Selasa (12/11). Debby yang juga Kasi Pengembangan dan Produksi UPTD Balai Tekkomdik Disdik Aceh, mengatakan pihaknya bertekad meraih kembali prestasi yang pernah diraih provinsi paling barat Indonesia beberapa tahun sebelumnya di kancah nasional ini. Menurutnya, pengumuman pemenang akan disampaikan pada malam Gebyar Anugerah KiHajar 2019, Kamis (14/11) malam, di Balai Sarbini, Jalan Sudirman, Jakarta Selatan. (b06/A)

Kartu Kendali Kunci Penyaluran Gas Subsidi 3 Kg Tepat Sasaran Waspada/Ist

KETUA ISMI Pusat Ilham Habibie dan rombongan, foto bersama dengan Wapres RI Ma’ruf Amin, usai membahas KEK Halal Basela. Bertempat di kantor Wapres Jalan Merdeka Medan Utara, Jakarta Pusat, Selasa (12/11).

Wapres Dukung KEK Halal Barsela BLANGPIDIE (Waspada): Wakil Presiden (Wapres) RI Ma’ruf Amin menerima kedatangan rombongan Ikatan Saudagar Muslim Indonesia (ISMI) yang melaporkan rencana pembangunan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) halal yang akan dibangun di Pantai Barat Selatan Aceh (Barsela), tepatnya di kawasan teluk Surin, Aceh Barat Daya (Abdya). Pertemuan itu berlangsung di kantor Wapres, Jalan Merdeka Medan Utara, Jakarta Pusat. Dalam rilis yang diterima Waspada Selasa (12/11),

Ketua ISMI Ilham Habibie, memaparkan tentang agenda rencana pembangunan KEK halal yang akan dibangun di Provinsi Aceh, tepatnya di Ab-

Waspada/Yusri/B

KETUA MPD Aceh Tamiang, Fahmizar saat menyerahkan penghargaan kepada para komite sekolah yang terpilih sebagai komite berprestasi tingkat SMA sederajat.

Komite Sekolah Berprestasi ACEH TAMIANG (Waspada): Idris Bardan Komite SMAN I Kejuruan Muda berhasil terpilih sebagai juara I dalam seleksi komite sekolah berprestasi tingkat sekolah menengah atas dan sederajat yang dilaksanakan Majelis Pimpinan Daerah (MPD) Kabupaten Aceh Tamiang, Senin (11/12) di aula Bank Aceh Cabang Aceh Tamiang. Sementara juara II diraih Komite SMAN I Rantau, Azlan Razi, juara III disabet Komite MAN-2 Aceh Tamiang, M. Hayumkan dan M. Mursidin juara harapan I komite SMAN2 Kejuruan Muda, juara harapan II komite SMAN-2 Tamiang Hulu, Muhammad Usman serta juara harapan III komite MAN -1 Aceh Tamiang, Rusli. Ketua MPD Kabupaten Aceh Tamiang, Fahmizar dalam sambutannya mengatakan, melalui seleksi komite ini diharapkan akan lebih bersemangat peran serta para komite sekolah untuk mengembangkan kemajuan sekolah dari masing-masing komite. Oleh karena itu, Ketua MPD Aceh Tamiang, Fahmizar mengharapkan para komite yang terpilih sebagai komite berprestasi agar dapat terus meningkatkan kinerjanya demi terwujudnya kemajuan pendidikan di Aceh Tamiang. Sementara Sekretaris MPD Aceh Tamiang, Wan Irwansyah menyebutkan, peserta yang ikut seleksi komite sekolah berprestasi tingkat SMA sederajat sebanyak 30 orang komite dari sekolah negeri, swasta dan Kemenag. “Poin yang dinilai antara lain identitas, perlengkapan administrasi komite sekolah seperti visi dan misi, struktur, program kerja, rencana kerja serta beberapa poin lainnya,” sebut Irwansyah. Lanjutnya, untuk para komite sekolah yang berhasil terpilih sebagai juara dalam seleksi, pihaknya juga memberikan penghargaan berupa uang pembinaan untuk juara I senilai Rp3,5 juta, juara II Rp3 juta, juara III Rp2,5 juta, juara harapan I senilai Rp1 juta, juara harapan II dan III senilai Rp500 ribu.(cri/B)

Berangkat Garuda Indonesia Banda Aceh (BTJ) 17:50 Banda Aceh (BTJ) 07:00 Banda Aceh (BTJ) 15:40 Banda Aceh (BTJ) 17:50 Medan (KNO) 20:35 Jakarta (CGK) 12:00 Jakarta (CGK) 17:45 Medan (KNO) 16:10 Lhokseumawe (LSW) 17:00 Medan(KNO) 15:40 Note: Minggu – Senin - Rabu dan Jumat Sabang (SBG) 10:40 Medan (KNO) 08:50 Note: Rabu – Jumat dan Minggu Lion Airways: Banda Aceh (BTJ) Banda Aceh (BTJ) Banda Aceh (BTJ) Banda Aceh (BTJ) Jakarta (CGK) Jakarta (CGK) Medan (KNO) Medan (KNO)

06:00 16:35 06:00 16:35 11:50 17:25 14:50 20:35

Wings/Lion: Lhokseumawe (LSW) Medan (KNO) 10:20 Note: Selasa – Kamis- Sabtu Nagan Raya (MEQ) 12:00 Medan (KNO) 10:45 Note:setia hari

Tiba Medan (KNO) 18:55 Jakarta (CGK)direct 09:55 Jakarta (CGK)direct 18:35 Medan (KNO) 18:55 Jakarta (CGK) 23:00 Banda Aceh (BTJ)direct 14:50 Banda Aceh (BTJ)direct 20:35 Banda Aceh (BTJ) 17:10 Medan (KNO) 18.10 Lhokseumawe (LSW) 16:30 Medan (KNO) Sabang (SBG)

12.10 10:10

Medan (KNO) Medan (KNO) Jakarta (CGK) Jakarta (CGK) Banda Aceh (BTJ) Banda Aceh (BTJ) Banda Aceh (BTJ) Banda Aceh (BTJ)

07:05 17:40 10:15 21:35 15:55 21:30 15:55 21:30

11:35 Medan (KNO) Lhokseumawe (LSW)

12:25 11:10

Medan (KNO) Nagan Raya (MEQ)

12:55 11:35

dya. “Tadi ada satu program khusus yang kita ceritakan kepada Pak Wapres, yakni satu inovasi dari ISMI Pusat, tentang usulan membentuk satu KEK. Saat ini, yang sangat siap baik dari segi wilayah, pertanahan dan ini merupakan cikal bakal KEK halal pertama di Indonesia, berkedudukan di Abdya. Jadi, Barsela itu sebenarnya sudah lengkap, tapi masih harus melalui proses perizinan serta dukungan Pemerintah,” kata Ilham Habibie. Ilham meminta pandangan dari Ma’ruf Amin terkait rencana tersebut. Menurutnya, Ma’ruf Amin mendukung upaya memperkuat ekonomi Syariah di Indonesia. “Jadi salah satu program utama pemerintah kita adalah, memperkuat ekonomi Syariah di Indonesia, bukan hanya dari perbankan atau keuangan me-

lainkan juga pelaku bisnis lainnya,” jelasnya. Ketua ISMI Aceh Nurcholis mengatakan, pihaknya sudah menyiapkan infrastruktur dalam membangun KEK. Dia mengatakan, lokasi itu akan menjadi pusat ekonomi yang terintegrasi. “Bapak Wapres tadi sangat berharap ini jadi program satu-satunya. Karena belum ada KEK halal di Indonesia,” sebut Nurcholis. Juru Bicara Surin Industial Smart City (SISC) Abdya, Habiburrahman menyampaikan terima kasih banyak kepada Wakil Presiden yang menerima secara resmi tim kolaborasi antara ISMI dengan Tim Percepatan Akslarasi (TPA) dan Task Force SISCA KEK Halal Barsela. Tentunya kata Habiburrahman, ini menjadi sejarah baru dalam mendukung pengembangan KEK halal Barsela Aceh.

Dukungan dari Wapres katanya, akan menjadi energi baru mempercepat lahirnya pengembangan kawasan ekonomi. Hal ini akan sangat menguntungkan publik. Dengan adanya dukungan langsung dari Wapres, maka tim akan segera merampungkan seluruh kebutuhan, termasuk memfinalkan seluruh bahan-bahan dan dokumen resmi yang menjadi bagian dari kebutuhan untuk percepatan KEK Halal Barsela. “Insya Allah Desember 2019 ini, Bupati Abdya Akmal Ibrahim akan mempresentasikan KEK halal Barsela, pada HUT ISMI ke – 7 di Banten, yang akan dihadiri Wakil Presi-den KH Ma’ruf Amin, sekaligus launching usulan KEK halal Barsela, dengan harapan bisa segera terpacu pembangunan infrastruktur di kawasan tersebut,” demikian Habiburrahman.(cza/I)

IDI (Waspada): Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Aceh Timur berharap agen penyalur dan pihak pangkalan agar mendistribusikan gas subsidi 3 Kg tepat sasaran dengan Harga Eceran Tertinggi (HET). Untuk menghindari kelangkaan, agen penyalur diminta membuka pangkalan didaerah pedalaman, seperti Kecamatan Ranto Peureulak, Indra Makmu, Peunarun, Serbajadi dan Simpang Jernih dan pedalaman Kecamatan Pante Bidari seperti di Desa Blang Seunong. “Gas subsidi 3 Kg harus disalurkan ke masyarakat miskin dengan HET, tak boleh lebih dari harga yang telah ditetapkan pemerintah,” kata Asisten Keistimewaan Aceh, Ekonomi dan Pembangunan Setdakab Aceh Timur, Usman A. Rachman, SH, MM, dalam arahan Rakor Pembinaan dan Pengawasan Pendistribusian LPG 3 Kg di Aula Setdakab Aceh Timur di Idi, Selasa (12/11). Sementara Aparatur Sipil Negara (ASN) dan orang kaya tak boleh menggunakan gas subsidi karena gas melon itu hanya diberikan kepada masyarakat miskin. “Namun berdasarkan keluhan pihak pangkalan dalam mendistribusikan gas subsidi, kedepan pihaknya akan menertibkan pembeli gas subsidi dengan menyediakan kartu kendali yang dikeluarkan instansi terkait,” kata Usman. Menurut dia, pihak pangkalan terkadang juga susah menandai siapa yang berhak mendapatkan gas subsidi dan siapa yang tidak

berhak, sehingga seluruh masyarakat yang mengantri berjam-jam di depan pangkalan harus diberikan gas subsidi, baik miskin atau kaya. “Bahkan terkadang jatah tabung gas elpiji 3 kilogram yang disalurkan agen penyalur ke sebuah pangkalan hanya 300 tabung, sedangkan masyarakat yang mengantre mencapai 500 orang,” jelas Usman seraya mengatakan, solusi untuk menandai masyarakat miskin yang layak mendapatkan gas elpiji hanya dengan kartu kendali atau e-Gas Subsidi. Kartu kendali itu tentu hanya dibagikan ke masyarakat miskin yakni sekitar 18.995 Kepala Keluarga (KK) dalam 24 kecamatan Se-Aceh Timur, karena Aceh Timur hanya memiliki 16,3 persen KK masyarakat miskin berdasarkan data di BPS. “Jadi ke depan jika masyarakat mengantre membawa kartu kendali silakan diberikan gas elpiji sesuai HET,” kata Usman. Hadir pada kesempatan itu antara lain Kasat Intelkam Polres Aceh Timur AKP Sudianto. Asisten Administrasi Umum Setdakab Aceh Timur, M. Amin, SH, MH. Kepala DPMPTSP Aceh Timur, M. Reza Rizki, S.STP, M.Si. Kasatpol-PP&WH Aceh Timur, T. Amran, SE, MM. Kabag Humum Setdakab Aceh Timur, Abdul Muthallib, SH, dan Kabag Ekonomi Setdakab Aceh Timur, Drs. Hasan, dan para agen penyalur serta pangkalan penyaluran gas subsidi di Aceh Timur. (b24/B)

Dinkes Buka Layanan PSC 119 IDI (Waspada): Guna melayani antar jemput pasien kecelakaan lalulintas respon dan terkoneksi dengan pihak kepolisian dan perhubungam, Dinas Kesehatan Kabupaten Aceh Timur kini membuka layanan Public Safaety Center (PSC) 119. Layanan itu meng-gunakan aplikasi nasional yang dipusatkan di Kemenkes RI di Jakarta. “Untuk pelayanan kegawatdaruratan maka kita juga membuka PSC 119. Layanan ini memberikan pelayanan emergensi medik dengan menggunakan kode akses 119 dan bebas biaya yang dapat diakses secara langsung dari

telepon rumah atau telepon seluler,” kata Asisten Keistimewaan Aceh, Ekonomin dan Pembangunan Setdakab Aceh Timur, Usman A. Rachman, didampingi Kepala Dinas Kesehatan Aceh Timur, Sahminan, SKM, M.Kes, kepada Waspada, di sela-sela Peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) Ke-55 Tahun 2019 di Idi, Selasa (12/11). Upacara Peringatan HKN 2019 yang dipusatkan di Lapangan Pusat Perkantoran Pemkab Aceh Timur, berlangsung khitmad. Bertindak sebagai inspektur upacara yakni Asisten Keistimewaan

Aceh, Ekonomi dan Pembangunan Setdakab Aceh Timur, Usman A. Rachman. Hadir antara lain unsur forkopimda, pimpinan OPD, para kepala puskesmas dan ratusan para medis. Usai upacara, Usman A. Rachman menyerahkan piagam penghargaan untuk paramedis yang dianggap mam-pu melayani masyarakat seca-ra maksimal, baik dokter, perawat, bidan dan pengelola administrasi. Bahkan Asisten Keistimewaan Aceh, Ekonomi dan Pembangunan Setdakab Aceh Timur juga menyerahkan mobil PSC 119 tahun 2019. (b24/A)

Waspada/M. Ishak/B

PARA pejabat pemerintahan bersama instansi terkait menggelar Rakor Pembinaan dan Pengawasan Pendistribusian LPG 3 Kg di Aula Setdakab Aceh Timur di Idi, Selasa (12/11).

Nikmat Yang Paling Agung Memperingati Maulid ABU PALOH GADENG salah seorang ulama kharismatik Aceh yang juga mantan Ketua Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Kabupaten Aceh Utara, pada peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad Saw 1441 H, yang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten Aceh Utara di Masjid Pasee Pantonlabu, Kecamatan Tanah Jambo Aye, minggu lalu, di hadapan ribuan undangan menyampaikan, Nabi Muhammad diutus oleh Allah Swt ke permukaan bumi untuk memperbaiki akhlak manusia. Pemikiran Bangsa Arab ketika itu tak terarah dan tidak memiliki pegangan yang kuat. Betapa tidak, pada saat itu mereka menyebutkan kalau Tuhan memiliki anak. Perkataan bohong yang disampaikan yaitu, Yahudi menyebutkan tuhan memiliki anak lakilaki, kaun Nasrani menyebutkan Isa anak tuhan. “Pemikiran Bangsa Arab ketika itu benar-benar tidak memiliki pegangan, maka pemikiran mereka rusak dan meraba-raba, sehingga mereka mengatakan bahwa tuhan memiliki anak. Perkataan ini disampaikan kaum musyrikin Makkah,” sebut Abu Paloh Gadeng dalam tausiahnya di Masjid Pasee Pantonlabu itu. Musyrikin di Makkah saat itu percaya pada patung-patung berukuran besar contohnya patung uza dan beberapa patung besar lainnya yang jumlahnya mencapai lebih dari 300 patung. Ke-300-an patung itu dihancurkan oleh Rasulullah. Masyarakat Makkah

waktu itu juga percaya pada dukun. Saat itu ada seorang dukun terkenal di Thaif. Banyak orang mendatangi dukun tersebut untuk meramal nasib dan keperluan lainnya. “Jangan menyimpan patung di rumah. Rumah-rumah yang terdapat patung di dalamnya tidak akan didatangi dan dimasuki oleh malaikat rahmad. Ingat…yang tidak mau masuk ke rumah yang ada patung di dalamnya adalah malaikat rahmad sedangkan malaikat maut tetap masuk. Percaya pada patung dan dukun merupakan dosa besar,” sebut Abu Paloh Gadeng yang disambut tawa hadirin. Pada kesempatan itu, para hadirin diingatkan dan diminta oleh Abu Paloh Gadeng untuk membaca surat An Naas dan surat Al Falaq saat tidur, Insya Allah akan terhindar dari sihir. “Kalau memang setelah dibaca dan ternyata tidak terhidar dari sihir, maka ada persoalan dengan seseorang tersebut,” kata Abu. Jadi, kata Abu Paloh Gadeng, Rasulullah diutus oleh Allah Swt untuk mengarahkan akal manusia agar tidak meraba-raba. Mengembalikan manusia pada posisi manusia. Sebelumnya, masyarakat di sana mencari nafkah dengan cara tidak halal seperti mencuri, merampok, memakan makanan yang haram, juga makan bangkai. “Cara mereka mencari nafkah tidak benar. Mereka menempuh jalan yang tidak halal,” terang Abu. Bukan hanya itu, Nabi Muhammad Saw juga melurus-

kan akhlak wanita dan pria. Khusus dalam perkawinan, di Makkah waktu itu, hasrat (nafsu syahwat) dapat dilakukan dengan siapa saja, tidak terkecuali dengan istri orang lain. “Urusan perkawinan juga diperbaiki oleh nabi Muhammad Saw. Ketika itu, urusan perkawinan sangat kacau,” katanya. Kemudian, pada saat itu, di Makkah kehidupan manusia seperti kehidupan anjing. Terjadi perkelahian di manamana. Mereka hidup bermusuh-musuhan, saling bantah membantah. Persoalan ini pun diperbaiki oleh Rasulullah. “Manusia watee nyan hudep lagee ase. Aneuk asee watee lahee bersaudara, tapi watee oeh rayeuk aneuk asee nyan dimeupake gara-gara sikrek tuleung (manusia waktu itu hidup seperti anjing. Anak anjing waktu lahir bersaudara, tapi waktu mereka besar, anak anjing itu berkelahi dan bermusuhan hanya gara-gara sepotong tulang). Sifat ini pun ini diparbaiki oleh Rasulullah,” sebut Abu Paloh Gadeng. Karena itu, Abu Paloh Gadeng mengingatkan masyarakat untuk hidup rukun dan bersaudara. Bersaudara dengan nikmat Allah. Tidak ada bedanya muslim di Aceh dengan muslim di luar Aceh. Tidak ada bedanya muslim Indonesia dengan muslim di Irak, Turki, Yaman, dan Arab. “Jangan hidup dengan bantah membantah. Sesama muslim tidak boleh bermusuhan dan hidup dalam kebohongan, ka-

rena akan hilangnya keagungan,” pintanya. Kalau sesama muslim kata Abu paloh Gadeng, hidup dalam kebohongan dan saling bermusuhan, maka Yahudi akan bertepuk tangan sebagai tanda kemenangan. Yahudi sangat menginginkan umat muslim hidup dalam kekacauan dengan saling bermusuhan, saling tuduh menuduh, seperti yang terjadi di Irak, Yaman. Syiria, dan Turki. Mereka tidak menyatu dan saling serang. Dengan kehidupan seperti itu tidak ada lagi negara Islam yang disegani. “Dulu ada Saddam Husein, Muaammar Khadafi yang disegani oleh lawan. Islam hadir untuk mengubah hati ma-

nusia, sikap perkawinan dan permusuhan. Inilah Islam yang dibawa oleh Rasulullah.” Karena itulah, kata Abu Paloh Gadeng, nikmat yang paling agung adalah memperingati hari kelahiran Nabi Muhammad Saw. Setiap tahun harus diperingati oleh seluruh muslim di dunia. “Menurut Syech Nawawi ulama terdahulu. Beliau adalah orang Banten di Al Azhar menyebutkan dalam kitabnya apabila ada rumah yang dibuat peringatan kelahiran Nabi Muhammad Saw atau di masjid atau di tempat manapun. Roh Rasulullah dan roh para sahabat hadir ke tempat tersebut. Kita harus bersyukur kepada Allah Swt atas kelahiran nabi

kita,” ucapnya. Pada ujung tausiahnya, Abu Paloh Gadeng meminta masyarakat untuk memperingati hari kelahiran nabi dengan membaca ayat-ayat Alquran berkenaan dengan Rasulullah. Menyantuni anak yatim serta terus berbuat baik pada manusia. “Saat kita menyantuni anak yatim terbayang dalam pikiran dan hati kita, bahwa Rasul kita adalah anak yatim. Jangan berhenti bercerita pada anak-anak tentang sejarah Rasulullah agar terus dikenang sepanjang masa oleh generasi muslim,” demikian mantan ketua MPU Aceh Utara yang bernama lengkap Abu Mustafa Achmad. Maimun Asnawi/F

Waspada/Maimun Asnawi/B

ABU Paloh Gadeng saat memberikan tausiah di Masjid Pasee Pantonlabu, Kecamatan Tanah Jambo Aye, Aceh Utara pada peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw 1441 H.


Aceh

WASPADA Rabu

13 November 2019

B5 MBGH Disdik Aceh Berlomba Di Piala Presiden BANDA ACEH (Waspada): Tim Marching Band Gita Handayani (MBGH) Dinas Penidikan Aceh kembali bertarung di Grand Prix Junior memperebutkan Piala Presiden RI digelar di Gelanggang Olahraga (GOR) POPKI, Cibubur. Kepala Dinas Pendidikan Aceh Rachmat Fitri HD memotivasi tim MBGH Dinas Penidikan Aceh mengikuti ajang bergengsi tersebut. “Dengan modal juara pada kejuaraan Grand Prix Junior Band (GPJB) 2016, kita harap mampu memberikan prestasi terbaik di ajang Grand Prix Junior memperebutkan Piala Presiden,” ujarnya. Ia meminta, meski sudah dilakukan pembekalan oleh pelatih, namun harus terus memperbaiki kelemahan-kelemahan dari sisi mentalitas maupun penggunaan alat. “Jadi saat bertanding, tim benar-benar siap berkompetisi,” ujarnya.

Rachmat melepas keberangkatan tim Marching Band Gita Handayani ke Jakarta, Minggu (10/11) malam di GOR Stadion Harapan Bangsa, Lhoong Raya, Banda Aceh. Hadir pejabat eselon III lingkungan Dinas Pendidikan Aceh dan perwakilan Pengurus Besar Persatuan Drum Band Indonesia (PB PDBI) Aceh Samsul Bahri (Sarjev). Pada ajang Grand Prix Junior memperebutkan Piala Presiden, tim marching band mengikuti cabang lomba Display. Pelatih Taufik Hidayat menyebutkan, tim akan bertolak ke Jakarta, Kamis (14/11). Tim ini dibentuk 2004 dan memulai debut tingkat nasional sejak 2014. Prestasi diraih, pada 2016 juara umum Kejua-raan Grand Prix Junior (GPBJ) Piala Presiden. “Sebagai juara Piala Presiden, pada peringatan Hari Kemerdekaan RI 17 Agustus 2017 tim ini tampil di Istana Negara Jakarta,” ujarnya.(b06/B)

Satu Rumah Musnah Terbakar Di Darul Imarah Waspada/Zainuddin Abdullah/B

AKIBAT meluapnya Krueng Keureutoe Kab. Aceh Utara, menyebabkan lima desa di Kec. Matang Kuli, terendam banjir, Selasa (12/11).

Krueng Langsa Dan Keureutoe Meluap

KOTA JANTHO (Waspada): Satu rumah semi permanen berkonstruksi kayu musnah ter-bakar, Selasa (13/11) di Lorong Gunung Tua, Gampong Garot, Kec. Darul Imarah, Kabupaten Aceh Besar. Tak ada korban jiwa dalam peristiwa kebakaran rumah tersebut. Kalaksa BPBD Aceh Besar, Farhan AP menyebutkan karena rumah itu berkonstruksi sangat cepat terbakar. “Warga telah berusaha membantu memadamkan api, menunggu petugas Damkar tiba dilokasi,” ujarnya. Penyebab kebakaran rumah itu, sebut Farhan, sudah dalam penanganan pihak yang berwajib. Rumah tersebut milik Adi Switno, 54,

yang ditempati satu keluarga dengan empat jiwa. BPBD Aceh Besar pos Peukan Bada mengerahkan satu unit Damkar untuk menangani kebakaran itu, ditambah satu unit mobil tangki penyuplai air. BPBD Kota Banda Aceh juga ikut membantu pemadaman dengan satu unit Damkar. Sebagaimana dilaporkan operator Pusdalops BPBD Aceh Besar, penanganan kebakaran itu selesai dilakukan petugas pada pukul 12:00. Dalam penanganan itu petugas pemadam ikut di bantu TNI-Polri dari Koramil dan Polsek setempat, PLN, RAPI dan warga sekitar lokasi kejadian. (b06/C)

Ribuan Warga Mengungsi LANGSA (Waspada): Diguyur hujan semalam, beberapa gampong di Daerah Aliran Sungai (DAS ) dalam wilayah Kota Langsa, kembali terendam banjir kiriman mencapai 50 hingga 150 Cm (1,5 meter) akibat meluapnya Krueng (sungai) Langsa, Selasa (12/11) pagi. Informasi Waspada himpun, banjir kiriman yang berdampak meluapnya Krueng Langsa semakin meluas, hingga ribuan warga di delapan gampong dalam wilayah Kota Langsa yang berada di Daerah Aliran Sungai (DAS) mengungsi. Meluapnya Krueng Langsa karena curah hujan tinggi, Senin (11/11) malam mulai pukul 18:00 hingga pukul 22:00, dan hujan yang terjadi di hulu sungai. Akibatnya, debit air Krueng Langsa kembali

meluap dan menggenangi ribuan pemukiman warga yang mulai terimbas banjir kiriman, Selasa (12/11) dinihari. Sementara air terus mengalami kenaikan hingga pukul 07:00 hingga pukul 11:00 y a n g m e re n d a m s e k i t a r Daerah Aliran Sungai (DAS), seperti di Gampong Jawa Belakang, Pondok Pabrik dan yang terparah daerah gampong Pondok Kemuning dan Gampong Seulalah. Bahkan ketinggian air telah mencapai 50 Cm hingga 150 Cm, serta diperkirakan debit air akan terus bertambah karena di hulu sungai sedang hujan. Sementara puluhan kepala keluarga (KK) yang rumahnya berdekatan dengan DAS Krueng Langsa, sudah mengungsi akibat rumahnya terendam banjir. Masyarakat yang terkena musibah banjir, masih mengevakuasi barang-barang disebabkan debit air yang terus meningkat hingga 1,5 meter. Sedangkan pihak BPBD, Basarnas, SAR, aparat TNI/Polri terus mengevakuasi warga

yang terjebak banjir. Kini tim BPBD dan Dinas Kesahatan telah turun ke lokasi untuk menyerahkan bantuan kepada masyarakat yang terkena banjir. Selain itu, PLN Langsa juga memadamkan beberapa gardu yang terendam banjir untuk keamanan masyarakat. Pasca bencana, Wakil Wali Kota Langsa Dr Marzuki Hamid MM memimpin rapat koordinasi (Rakor) terkait banjir yang melanda Kota Langsa. “Kita beri waktu tanggap darurat 1 minggu. Selain itu, membuka dapur umum utama di lapangan voly gp. Jawa (jalan SD 5), Kec. langsa Lama di Pasar Langsa Lama dan Kondisi terparah di Gp. Jawa dan Pondok Pabrik/Seulalah,” sebutnya. Krueng Keureutoe Sementara akibat meluapnya air Krueng Kereutoe, Aceh Utara, menyebabkan rumah dan sawah yang baru disemai benih padi di Kec. Matang Kuli, direndam banjir. Banjir yang terjadi sejak pukul 06:30 itu bukan hanya merendam rumah warga melainkan

Mualem: Forbes Harus Jadi Lokomotif BANDA ACEH (Waspada): Ketua Umum, Dewan Pimpinan Aceh (DPA) Partai Aceh (PA), H. Muzakir Manaf (Mualem), menyambut baik penegasan dan kesepahaman (MoU) antara Forum Bersama (Forbes) DPR-DPD RI asal Aceh dengan Pemerintah Aceh. Namun, kesepahaman ini wajib dimaknai dan bertujuan utama untuk memperkuat bargaining position (nilai tawar) Aceh dengan Pemerintah Pusat (Jakarta). Sebaliknya, jangan sampai kesepahaman (MoU) itu, sebatas seremoni tanpa makna dan keberlanjutan. Bahkan, memiliki agenda politik tertentu dan terse-lubung. Demikian Mualem melalui Juru Bicara (Jubir) Partai Aceh (PA), H. Muhammad Saleh, Selasa (12/11). “Mualem berharap, Forbes DPR dan DPD RI, dapat lebih fokus dan maksimal berjuang, memenuhi sejumlah kewenangan Aceh berdasarkan MoU Helsinki dan UUPA, yang belum seluruhnya terwujud dan terlaksana di Aceh,” kata Mualem melalui Jubir PA H. Muhammad Saleh atau akrab disapa Shaleh ini. Itu sebabnya, kesepahaman tersebut diharapkan dapat menjadi tambahan energi, guna mempercepat terwujud dan telaksananya seluruh kewenangan yang dimiliki Aceh. “Selama ini, disadari atau tidak, antara Aceh dan Jakarta (Forbes DPR dan DPD RI), terkesan berjalan sendiri-sendiri. Bahkan, ada oknum yang bertindak dan bersikap kontra produktif dengan semangat MoU Helsinki dan UUPA yang telah dimiliki Aceh. Ke depan, sikap dan perbuatan itu jangan terulang dan terjadi lagi,” tegas Mualem mengingatkan. Sebelumnya, Plt Gubernur Aceh Ir. Nova Iriansyah, MT dan Ketua DPRA H. Dahlan Jamaluddin, SIP, atas nama Pemerintahan Aceh, menan-

datangani Memorandum of Understanding (MoU), terkait Pembangunan dan Penguatan Otonomi Khusus, Keistimewaan Aceh, dan Sinergisitas Pemerintahan Aceh dengan Pemerintahan RI bersama Ketua Forum Bersama (Forbes) DPR RI dan DPD RI asal Aceh. MoU itu ditandatangani Ketua Forbes, H. Muhammad Nasir Djamil, SAg, M.Si bersama Plt Gubernur Aceh Nova Iriansyah di Hotel Borobudur, Jakarta, Senin (11/11). Menurut Mualem, secara jujur harus diakui, peran dan fungsi Forbes DPR- DPD RI selama ini lemah, sehingga berbagai persoalan kewenangan yang dimiliki Aceh, terabaikan begitu saja dan menjadi terisolir. Bahkan, teramputasi secara sistematis. Akibatnya, memunculkan berbagai sikap pro dan kontra dan berpotensi melahirkan konflik horizontal baru diinternal rakyat Aceh. Terutama dalam menafsir poin-poin MoU Helsinki dan UU No: 11/2006, tentang Pemerintah Aceh. “Itu jangan lagi terjadi. Mari kita isi perdamaian dengan segala kewenangan yang kita miliki, demi kejayaan dan kemakmuran rakyat Aceh di masa mendatang,” himbau Mualem. Sementara Pemerintah Pusat (Jakarta) nilai Mualem, terkesan memang sengaja mengulur-ulur waktu melimpahkan sejumlah kewenangan bagi Aceh, sehingga menimbulkan kejenuhan bagi rakyat Aceh. Jika pun ada, peran dan fungsi tersebut lebih dititik-beratkan pada sektor alokasi anggaran dan pembangunan infrastruktur serta suprastruktur, sehingga tanpa sadar “terjebak” pada agenda rutin tahunan dan lima tahunan. “Ini juga penting untuk percepatan pembangunan di Aceh. Tapi, menepis kewenangan yang kita miliki merupakan sesuatu yang naif. Karena itu, saatnya kita kedepankan kewenangan sehingga kita mendapat hak

jauh lebih besar,” tegas Mualem. “Inilah sejumlah agenda besar yang wajib diperjuangkan 13 anggota DPR dan 4 DPD RI mengenai kewenangan Aceh, yang selama cenderung dan relatif terabaikan. Libatkan semua potensi rakyat di Aceh maupun Indonesia. Baik partai politik, pengusaha, akademisi, aktivis LSM, insan pers serta tokoh Aceh yang ada di berbagai kementerian, instansi. Bahkan luar negeri,” ajak Mualem melalui Jubir PA, H. Muhammad Saleh. “Karena itu saya minta, lepaskan semua baju partai politik dan kepentingan kelompok yang sempit. Mari sama-sama kita berjuang dengan seluruh potensi yang ada, untuk memenuhi kewenangan Aceh yang masih belum terlaksana. Semua itu demi kemajuan dan kemakmuran rakyat Aceh yang wajib kita perjuangkan bersama-sama,” himbau Mualem. Dikatakan Mualem, sebenarnya semua tugas tadi merupakan kewajiban setiap anggota DPR dan DPD RI asal Aceh. Ini bermakna, tanpa adanya MoU antara Forbes dan Pemerintah Aceh pun, tugas, peran dan fungsi tersebut wajib dilakukan anggota DPRDPD RI asal Aceh. Sebab, fungsi mereka memang memperjuangkan aspirasi rakyat dari daerah pemilihannya (dapil) yaitu; Aceh. “Membangun jalan dan jembatan serta gedung di Aceh itu juga perlu dan penting. Tapi, memperjuangkan kewenangan yang dimiliki Aceh, jauh lebih penting dan menjadi kewajiban. Sebab, hak khusus yang kini dimiliki Aceh bukanlah hadiah, namun diperjuangkan melalui darah, nyawa dan air mata, melalui MoU Damai antara Pemerintah Indonesia dengan Gerakan Aceh Merdeka (GAM), 15 Agustus 2005 di Helsinki, Finlandia,” ajak Mualem. (b01/I)

juga ikut tenggelamkan seluruh areal sawah produktif yang baru disemai benih padi. Meski musibah banjir itu tidak menimbulkan korban jiwa, namun pada umumnya warga dan petani mengalami kerugian karena air merusak perabotan atau alat elektronik, serta gagalnya musim tanam padi. Kapolres Aceh Utara, AKBP Ian Rizkian Milyardin melalui Kapolsek Matang Kuli, Iptu Su-

diya Karya mengatakan, banjir bukan hanya mulai merendam rumah warga, melainkan sejumlah ruas badan jalan ikut tenggelam. Diperkirakan banjir merendam lima desa Kec. Matang Kuli antara lain, Gampong Alue Euntok, Tumpok Barat, Hagu, ALue Tho, dan Gampong Meuria. Sedangkan ketinggian air diperkirakan mencapai 20 hingga 30 Cm. (m43/b16/I)

9 Ribu Ha Jagung GDAD Sudah Tanam BIREUEN (Waspada): Seluas 9 ribu dari total 11.017 hektare (Ha) perkebunan di 16 kecamatan telah ditanam jagung program Grand Desain Alternatif Development (GDAD) kerjasama antara Badan Nasional Narkotika (BNN) dengan Pemerintah Kabupaten Bireuen. Tanaman jagung itu untuk tanam Oktober dan sisanya berlanjut ditanam November hingga Desember 2019, kendala pembersihan lahan, selain lahan produktif juga memanfaatkan lahan tidur. Kepala Dinas Pertanian Bireuen, Muhammad Nasir, SP, MSM dikonfirmasi Waspada, Selasa (12/11) mengatakan, terkait realisasi penanaman jagung program GDAD paska tanam perdana di Bate Raya, Kecamatan Juli, beberapa waktu lalu, benih jagung Bisi 18 diberikan bantuan dari Kementerian Pertanian, per-hektare mendapatkan 15 kg dan herbisida, luas lahan 11.017 hektare di 16 kecamatan. Melihat pertumbuhan jagungnya tumbuh bagus karena ditanam tepat waktu, ada hujan, disesuaikan dengan masa waktu tanam, panen mulai Januari s/d Maret 2020, target hasil 6 s/d 7 ton per-hektare. “Hasil panen jagung ditanami petani itu nantinya dibeli oleh PT Japfa, harganya Rp4000 per-kilogram dengan kadar air 15 persen,” jelas Kadistan.(cb02/B)

Waspada/Ist

KETUA DWP Aceh Timur, Ny. Hj. Novi Afrianti M. Ikhsan Ahyat dan para pemenang lomba menghias cake ubi, di aula gedung serbaguna Meuligow Bupati Aceh Timur, Idi, Selasa (12/11).

DWP Dinas Sosial Juara Hias Kue IDI (Waspada): Dharma Wanita Persatuan (DWP) Unit Dinas Sosial juara pertama lomba menghias Cake Ubi dalam rangka HUT ke 20 DWP Aceh Timur. Sementara juara 2 dan 3 masingmasing ditempati DWP DPKKD dan DWP unit Satpol PP dan WH. Lomba ini digelar di Aula Gedung Serbaguna Meuligow Bupati Aceh Timur, Idi, dan dibuka langsung oleh Ketua DWP Kabupaten Aceh Timur, Ny. Hj. Novi Afrianti M. Ikhsan Ahyat, Selasa (12/11). “Kita juga mengadakan Seminar Parenting dan lomba Senam Ceria. Ketiga jenis kegiatan ini kita pilih lantaran bersifat sederhana, hemat biaya dan menyentuh langsung kebutuhan anggota,” sebut Novi. Masih menurut Novi, tujuan utama kegiatan mempererat silahturahmi sesama istri para ASN di Aceh Timur, sesuai dengan tema Peringatan HUT DWP Ke-20 Dharma Wanita Persatuan Ke-20 yaitu memperkuat rasa solidaritas dan kebersamaan. Ketua pelaksana kegiatan, Ny, Ir. Cut Mulyani, MP, mela-porkan, khusus lomba menghias Cake Ubi, diikuti 35 peserta dari unit DWP berbeda. Selain juara utama, panitia juga memilih juara harapan, yakni harapan 1 DWP Setdakab, Harapan 2 Dinas kesehatan dan harapan 3 diraih DWP unit Dinas Dayah.(b19/B)

Waspada/Muhammad Zairin/B

SATU rumah semi permanen berkonstruksi kayu, di Gampong Garot, Kecamatan Darul Imarah, Aceh Besar, musnah terbakar, Selasa (12/11).

Rencana Belanja Kabupaten Pidie 2020 Rp2,253 Triliun SIGLI (Waspada): Bupati Pidie Roni Ahmad, mengungkapkan rencana belanja Kabupaten Pidie tahun 2020, senilai Rp2,253 triliun. Terdiri belanja tak langsung senilai Rp1,459 miliar lebih dan belanja langsung Rp794.039 miliar. Demikian Roni Ahmad yang biasa disapa Abusyik pada acara pembukaan rapat paripurna ke VI masa persidangan -1 Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Pidie. Rapat paripurna dengan agenda pembahasan rancangan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Prioritas, Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Kabupaten Pidie 2020, dipimpin langsung Ketua DPRK Pidie Mahfuddin Ismail. Abusyik menjelaskan besarnya anggaran belanja tak langsung masih dipengaruhi belanja pegawai dan belanja bantuan keuangan kepada pemerintah gam-pong (de-sa), yang bersumber dari pemerintah pusat dan kabupaten. “Penerimaan pembiayaan pada tahun 2020 direncanakan senilai Rp11.872. 330.797, sementara itu pengeluaran pembiayaan tidak direncanakan,” kata Abusyik. Secara umum, jelas Abusyik prediksi komposisi kapasitas fiskal Kabupaten Pidie Tahun Anggaran 2020, dari Pendapatan Asli Daerah (PAD) ditargetkan senilai Rp243.371.220. 676, dari dana perimbangan ditargetkan senilai Rp1.233.317.170.000, dan dari sumber lain-

lain pendapatan daerah yang sah ditargetkan senilai Rp764.755.007.639. “Dengan demikian, total target pendapatan seluruhnya pada Tahun Anggaran 2020 adalah senilai Rp2.241. 443. 398.315,” kata Abusyik. Menurut Abusyik, penyusunan rancangan PPAS 2020 Kabupaten Pidie menggunakan asumsi-asumsi dasar yang kemudian dirumuskan secara cermat dengan mempertimbangkan kondisi objektif daerah saat ini, dan perkembangan faktor-faktor eksternal dan internal yang berpengaruh terhadap kinerja keuangan daerah dan kapasitas fiskal daerah. Pengalokasian anggaran yang berorientasi kepada kepentingan masyarakat, sebut bupati, itu akan tergambar dalam proporsi pengalokasian anggaran yang lebih besar pada biaya pelayanan yang dapat dinikmati dan dirasakan oleh masyarakat, dari pada kepentingan pelayanan yang tidak langsung dinikmati oleh masyarakat. Ketua DPRK Pidie Mahfuddin Ismail pada kesempatan itu, menegaskan rancangan KUA harus memuat kondisi ekonomi makro daerah, asumsi penyusunan APBK, kebijakan pendapatan daerah, kebijakan belanja daerah, kebijakan pembiayaan daerah dan strategi pencapaiannya. Dalam strategi pencapaian tersebut, Mahfuddin mengingatkan untuk memuat langkah-langkah konkrit dalam mencapai target yang diinginkan.(b10/C)

Satpol PP Pelatihan Kesamaptaan BIREUEN (Waspada): 60 Anggota Satuan Polisi Pamong Praja dan Wilayatul Hisbah (Satpol PP dan WH), mengikuti pelatihan kesamaptaan yang dibuka Bupati diwakili Staf Ahli, Selasa (12/11) di Kodim 0111/Bireuen. Sekretaris Satpol PP dan WH, Cut Nila, S.Sos, MPd, mengatakan, pelatihan ini dilaksanakan selama empat hari mulai Selasa-Jumat (12-15/11). Tujuan kegiatan antara lain; meningkatkan kualitas anggota Satpol PP dan WH secara professional.

Bupati Bireuen H Saifannur,S.Sos diwakili Staf Ahli Husaini, SE, MM, mengatakan, tugas pokok dari seorang Pamong Praja melaksanakan pemeliharaan dan penyelenggaraan ketentraman, ketertiban umum, menegakkan peraturan daerah serta peraturan bupati. Kegiatan itu dirangkai pemakaian tanda peserta oleh Staf Ahli Bupati Husaini, SH, MM dan Kasdim 0111/Bireuen, Mayor Arm Ranna Hidfitriadi, S.Sos, disaksikan Kasatpol PP dan WH Jamaluddin, SP. (cb02/B)

Abdya Gelar Lomba Rapai Geleng BLANGPIDIE (Waspada): Pemkab Aceh Barat Daya Senin (11/ 11) menggelar lomba tarian rapai geleng. Lomba seni khas Abdya itu, diikuti seluruh sanggar tari rapai geleng, yang tersebar dalam sembilan kecamatan di Abdya. Wakil Bupati Abdya Muslizar MT, saat membuka ajang festival budaya daerah itu mengatakan, lomba tarian rapai geleng ini, perlu diapresiasi dan didukung. Menurut Wabup, lomba ini bukan hanya melahirkan sanggar tari rapai geleng terbaik melainkan juga sebagai upaya melestarikan budaya daerah, sehingga dikenal oleh seluruh generasi. Sementara itu, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Abdya Jauhari S.Pd, mengatakan, lomba rapai geleng ini, sengaja digagas dengan tujuan untuk melestarikan kebudayaan daerah.(cza/B)

Waspada/Abdul Mukthi Hasan/B

STAF Ahli Bupati dan Kasdim 0111/Bireuen juga Kasatpol PP dan WH, foto bersama peserta, Selasa (12/11).


Sumatera Utara

B6

WASPADA Rabu 13 November 2019

Kejari DS Musnahkan BB

WASPADA Pemimpin Umum Dr. Hj. Rayati Syafrin Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab H. Prabudi Said Wakil Pemimpin Umum/Wapemred H. Teruna Jasa Said Wakil Penanggung Jawab H. Sofyan Harahap

Waspada/Edward Limbong/B

KAJARI Deliserdang Harli Siregar, Kepala BNN Kabupaten Deliserdang AKBP Safwan Khayat saat melakukan pemusnahan barang bukti.

Polisi Gadungan Dibekuk Pelaku Cari Mangsa Di Media Sosial P. SIDIMPUAN (Waspada): Petugas Sat Reskrim Polres Padangsidimpuan meringkus EH, 40, warga Desa Mahato, Kecamatan Rokan Hulu, Kabupaten Bengkalis, Riau. EH yang merupakan polisi gadungan diduga terlibat dalam kasus penipuan. Kapolres P. Sidimpuan AKBP Hilman Wijaya melalui Kasat Reskrim AKP Abdi Abdillah, Selasa (12/11) menyebutkan, tersangka EH ditangkap di seputaran Tugu Salak, Jl. Sudirman, P. Sidimpuan Utara. Dari tersangka, petugas menyita barang bukti berupa dua HP dan kartu ATM. “Guna memuluskan aksinya, pelaku mengaku sebagai anggota Polri yang bertugas di Mapolda Riau,” ujar Kasat. Berdasarkan pengakuan korban, kata Kasat, pelaku mencari mangsa melalui media sosial facebook.“Awalnya pelaku mengirimi permintaan pertemanan kepada korban di media sosial facebook. Setelah berteman, pelaku kemudian mengakrabkan diri dengan mengirimi

pesan (chat),” katanya. Setelah sering berkomunikasi melalui chatingan facebook, lanjut Kasat, pelaku kemudian merayu korban dan mengaku membutuhkan uang untuk biaya operasi karena sedang sakit. “Kepada korban, pelaku mengaku sebagai anggota Polri dan berjanji akan mengganti sejumlah uang yang dikirim. Korban yang percaya begitu saja karena pelaku tidak jarang meng-upload foto logo Polri, lantas mengirimkan sejumlah uang kepada pelaku,” jelasnya. Namun setelah beberapa bulan ditunggu, pelaku tidak kunjung mengganti uang yang telah ditransfer oleh korban. “Merasa ditipu, korban kemudian melaporkannya ke Mapol-

DELISERDANG (Waspada): Kejaksaan Negeri Deliserdang memusnahkan barang bukti (BB) 517 perkara tindak pidana yang telah disidangkan dan mempunyai kekuatan hukum tetap. Pemusnahan dilakukan dengan cara dibakar, digrenda dan diblender di depan kantor Kejari Deliserdang, Selasa (12/11). Pemusnahan tersebut langsung dipimpin Kepala Kejaksaan Negeri Deliserdang Harli Siregar disaksikan Kepala BNN Kabupaten Deliserdang AKBP Safwan Khayat, Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Klas II B Lubukpakam Jhonny H. Gultom, para mahasiswa dan siswa SMA sederajat dan pejabat lainnya. Dari jumlah 517 barang bukti tindak pidana tersebut, urutan pertama paling banyak perkara narkotika dan zat adiktif lainnya yang mencapai 385 perkara terdiri dari narkotika jenis sabu 2,622 kilogram, ganja 6,015 kg dan ekstasi 48 butir. Kemudian menempati posisi kedua, berkas perkara tindak pidana Orang dan Harta Benda (OHARDA) dengan jumlah perkara 91 berdasarkan surat perintah Kepala Kejaksaan Negeri Deliserdang nomor 2064/L.2.14/Eoh.3/11/2019 tanggal 07 November 2019. Untuk pemusnahan barang buktinya berupa kayu, egrek, baja, celana, senjata tajam dan lainnya. Selanjutnya sebanyak 40 perkara tindak pidana Terhadap Keamanan Negara dan Ketertiban Umum (KAMTIBUM) menempati posisi ketiga, berdasarkan surat perintah Kepala Kejaksaan Negeri Deliserdang nomor 2063/L.2.14/Eku.3/11/ 2019 tanggal 07 November 2019. Berupa kertas, pulpen, handphone, kartu Joker, uang palsu dan lainnya. Terakhir posisi keempat, 1 perkara tindak pidana khusus berdasarkan surat perintah Kepala Kejaksaan Negeri Deliserdang No. 2062/L.2.14/Fuh.2/11/2019 tanggal 7 November 2019. Berupa 68,5 karton rokok Luffman Merah tanpa pita cukai dan 39,5 karton rokok Luffman Silver tanpa pita cukai. Kajari Deliserdang Harli Siregar menjelaskan, barang bukti yang dimusnahkan telah berkekuatan hukum tetap. “Kita melakukan pemusnahan terhadap barang bukti yang telah berkekuatan hukum tetap. Terdiri dari 91 perkara yang terkait orang dan harta benda. Kemudian ada 40 terkait soal keamanan negara dan ketertiban umum dan ada 385 perkara tindak pidana umum lainnya dalam hal ini ada 2,622 kg narkotika jenis sabu, 6,015 Kg ganja serta 48 butir ekstasi,” katanya. “Kemudian ada sebanyak 1.080.000 batang rokok Luffman Merah dan Silver yang tidak disertai pita cukai dan juga kita musnahkan,” tambah Harli Siregar. (cel/C)

Gelar Operasi Bibir Sumbing

Waspada/Andi Nasution/B

PERSONEL Polres P. Sidimpuan menggiring pelaku penipuan (kanan) dengan modus mengaku sebagai anggota Polri. res Padangsidimpuan. Dan atas bujukan korban, pelaku datang ke P. Sidimpuan. Pelaku berhasil ditangkap saat bertemu dengan korban,” katanya. Dari HP milik pelaku yang disita, diperkirakan masih ada beberapa korban lainnya. “Kemungkinan masih ada korban lain di luar wilayah Padangsidimpuan. Pelaku ini

selalu mengincar wanita sebagai korbannya. Sebab dari HP pelaku, ditemui percakapan dengan beberapa wanita yang isinya meminta bantuan uang dan berjanji mengembalikannya. Kita masih terus melakukan pemeriksaan, apakah ini jaringan atau hanya main sendiri dengan modusmengakusebagaianggota Polri,” terang Kasat.(c02/I)

SIPIROK (Waspada): Pemkab Tapanuli Selatan bekerjasama dengan KNPI Sumatera Utara menggelar operasi bibir sumbing dan celah langit-langit di UPT RSUD Sipirok, Senin (4/11) hingga Rabu (6/11). Bakti sosial ini dibuka Sekda Tapsel Parulian Nasution. Turut hadir Kabid Humas Poldasu Kombes Tatan Dirsan Atmaja, Kabid Dokkes Poldasu Kombes Sahat Harianja, Ketua DPD KNPI Sumut Syamsir Pohan, Ketua DPRD Tapsel Husin Sogot dan Kapolres Tapsel AKBP Irwa Zaini Adib. Bupati Tapsel melalui Sekda Parulian Nasution mengatakan, kesumbingan merupakan penyakit bawaan lahir. Bisa diakibatkan perilaku ibu yang tidak menjaga pola hidup sehat ketika hamil. Seperti tidak menjaga makanan, merokok dan mengkonsumsi minuman beralkohol. “Mari wujudkan prilaku hidup sehat dan budaya sehat menuju keluarga sehat. Sehingga anak-anak kita terhindar dari kecacatan maupun serangan berbagai jenis penyakit,” kata Parulian sembari menyebut bakti sosial ini melibatkan 15 dokter.(a27/B)

Wali Kota T.Tinggi Raih Penghargaan T. TINGGI (Waspada): Keberhasilan Pemko Tebingtinggi dalam bidang pelayanan publik mendapat apresiasi. Menteri PA N - R B T j a h j o Ku m o l o menyerahkan penghargaan Pelayanan Publik tahun 2019 kepada Wali Kota Tebingtinggi Ir. H. Umar Zunaidi Hasibuan, MM di Hotel Aston, Kota Batam, Kamis (7/11). Pada kesempatan itu, Menteri PAN-RB Tjahjo Kumolo mengatakan, penghargaan diberikan terkait reformasi birokrasi dengan perbaikan program-program pemerintah yang bertujuan meningkatkan pelayanan masyarakat. Wali Kota Tebingtinggi Umar Zunaidi Hasibuan mengatakan, keberhasilan ini me-

Waspada/Ist

Wali Kota Tebingtinggi menerima penghargaan pelayanan publik tahun 2019. rupakan salah satu evaluasi dari nan publik masing-masing OPD. “Yang dinilai untuk Kota Kementerian PAN-RB dan wujud salah satu indikator pelaya- Tebingtinggi, yaitu RSUD,

Disdukcapil serta PTSP. Alhamdulillah, PTSP Kota Tebingtinggi mendapat predikat penghargaan kategori sangat baik dalam pelayananpublikmelaluikegiatan pelayanan perizinan,” ujarnya. Sedangkan Disdukcapil mendapat penghargaan kategori B yang juga diserahkan Kemen PAN-RB Tjahjo Kumolo kepada Wali Kota Tebingtinggi didampingi Deputi Bidang Pelayanan Publik. Ke depan, dia berharap agar lebih memacu dan meningkatkan pelayanan kepada masyarakat dan mampu melakukan perubahan. Kepada seluruh OPD di Kota Tebingtinggi, diminta lebih meningkatkan pelayanan-pelayanan kepada masyarakat. (a11/b)

Rektor IPTS Resmikan Bengkel Kewirausahaan

Waspada/Mohot Lubis/B

REKTOR IPTS Muhammad Nau Ritonga (tiga kiri) menggunting pita peresmian bengkel kewirausahaan Prodi Ekonomi.

Ambil Formulir Ke Gerindra SIBOLGA (Waspada): Ahmad Sulhan Sitompul, Kadis Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kota Sibolga, memastikan diri maju pada pemilihan wali kota Sibolga pada 2020. Diwakili oleh timnya, Sulhan mengambil formulir pendaftaran bakal calon (Balon) wali kota ke sekretariat DPC partai Gerinda Sibolga, belum lama ini. “Kita ambil formulir, untuk selanjutnya kita isi dan lengkapi persyaratannya,” kata koordinator tim Sulhan Sitompul, Chairul Amin Simamora kepada Waspada seraya berharap Gerindra nantinya mendukung Sulhan maju sebagai Wali Kota Sibolga. Selain itu, Chairul Amin juga memastikan Ahmad Sulhan Sitompul akan mendaftar ke setiap partai yang melakukan penjaringan balon wali kota Sibolga.(cris/B) Foto : 31 formulir pendaftaran Bacalon

Waspada/Haris Sikumbang

TIM Ahmad Sulhan Sitompul ambil formulir pendaftaran Balon Wali Kota Sibolga ke sekretariat Partai Gerindra Sibolga.

P.SIDIMPUAN (Waspada): Rektor Institut Pendidikan Tapanuli Selatan (IPTS) Muhammad Nau Ritonga meresmikan bengkel kewirausahaan Prodi Pendidikan Ekonomi, Fakultas Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial dan Bahasa (FPIPSB), Selasa (12/11). Peresmian bengkel kewirausahaan dihadiri Pelaksana Ketua Yayasan Al Iman IPTS P. Sidimpuan Ilham Sahdi Lubis, Dekan FPIPSB Samakmur, De k a n F M I PA Ra b i y a t u l Adawiyah Siregar dan Ketua Prodi Pendidikan Ekonomi Fitriani Harahap. Rektor IPTS P. Sidimpuan

Muhammad Nau Ritonga mengatakan, bengkel kewirausahaan tersebut bertujuan untuk memberi penguatan terhadap mahasiswa agar memiliki karakter dan jiwa mandiri. “Mahasiswa dituntut siap membuka wirausaha, bukan sebagai pencari kerja,” katanya. Ketua Prodi Pendidikan Ekonomi, Fitriani Harahap menjelaskan, pendirian bengkel kewirausahaan bagi mahasiswa tersebut tidak terlepas dari saran serta masukan Yayasan dan Rektor. “Tujuannya untuk meningkatkan mutu lulusan,” katanya.(cml/B)

Vonis 3 Kurir 60 Kg SS Ditunda KISARAN ( Waspada): Karena hakim belum berembuk dan masih terjadi perdebatan, vonis hukuman kasus 3 kurir 60 kilogram sabu-sabu ditunda. Humas PN Kisaran Miduk Sinaga menuturkan bahwa jadwal sidang 3 terdakwa kurir 60 kg SS dengan agenda pembacaan vonis pada Selasa (12/11), namun vonisnya ditunda, karena para hakim yang menyidangkan kasus itu belum berembuk dalam mengambil keputusan. “Hal itu dikarenakan banyaknya perkara yang ditangani. Vonisnya kita tunda. Kita maunya sewaktu pembacaan putusan itu semuanya sudah siap, dan sudah dimasukkan ke dalam sistem. Masih terjadi perdebatan antara hakim mengingat hal yang meringankan dan memberatkan para terdakwa,” jelas Miduk. Terdakwa AK, alias Adi, 33,

warga Desa Dungun Baru, Kec. Rupat, Kab. Bengkalis, Provinsi Riau, kemudian rekannya SAG, alias Wan, 24, warga Kab. Indragiri Hilir, Prov. Riau, dan ST, alias Awi, 36, warga Kota Pekanbaru, Prov Riau, pada sidang sebelumnya yang

dipimpin hakim Dr Ulina Marbun dituntut hukum mati oleh JPU David Prima. Tuntutan itu dikarenakan terdakwa dinilai terbukti secara sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana, pemukatan jahat untuk

Waspada/Sapriadi/B

TERDAKWA kurir 60 kg sabu-sabu saat pembacaan tuntutan dari JPU.

melakukan tindak pidana narkotika secara tanpa hak dan melawan hukum menawarkan untuk dijual, menjual, membeli, menerima, menjadi perantara dalam jual beli, menukar atau menyerahkan narkotika golongan I dalam bentuk tanaman jenis sabu-sabu melebihi 5 gram, sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam pasal 114 ayat 2, jo pasal 132 ayat 1, UU RI No 35/2009, tentang Narkotika. Sedangkan kuasa hukum terdakwa dari LBH Medan Pos Asahan Rahmad Abdillah kurang menerima tuntutan itu dikarenakan tiga terdakwa hanya seorang kurir, sedangkan pemilik barang haram itu masih bebas berkeliaran dan belum tertangkap. “Klien kami hanyalah seorang kurir bukan pemilik barang,” jelas Rahmad. (a15/ a31/C)

Waspada/Sukri Falah Harahap/B

SEKDA Tapsel Parulian Nasution bersama Kapolres AKBP Irwa Zaini Adib dan Kadis Kesehatan Sri Khairunnisa meninjau pasien operasi bibir sumbing.

Deklarasi Damai Pilkades SIDIKALANG (Waspada): Pemkab Dairi dalam hal ini Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa menggelar Deklarasi Damai Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) di Gedung Balai Budaya Sidikalang, pekan lalu. Kegiatan ini dihadiri Bupati Dairi Eddy KA Berutu, Ketua Sementara DPRD Kabupaten Dairi Depriwanto Sitohang, asisten dan staf ahli Kabupaten Dairi, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Hutur Siregar. Ketua Sementara DPRD Dairi Depriwanto Sitohang mengatakan, pelaksanaan Pilkades damai seyogianya berbanding lurus dengan prestasi desa masing-masing. Artinya, tidak hanya damai dalam pemilihan, tetapi hasilnya adalah desa semakin maju. Bupati Dairi Eddy Keleng Ate Berutu mengatakan, deklarasi damaimerupakankomitmenkita.“Diharapkankomitmenituditempel di rumah masing-masing, lalu dihayati dan dijalankan bersamasama untuk masa mendatang,” ujar Bupati Dairi.(ckm/B)

Waspada/Kartolo Munte/B

DEKLARASI Pilkades Dairi oleh para calon kepala desa di Gedung Balai Budaya Sidikalang.

PT. AN Gandeng Wartawan PANTAICERMIN (Waspada): Guna menjalin sinergitas dalam rangka membangun ekonomi kerakyatan, PT. Aquafarm Nusantara (AN) Regal Springs, menggandeng para jurnalis Kabupaten Sergai dengan menggelar diskusi publik di Desa Nagakisar, Kecamatan Pantaicermin, belum lama ini. Diskusi itu mengangkat tema perkembangan media massa serta perkembangan ekonomi kerakyatan di Kab. Sergai. PT. AN juga berkomitmen mendukung pemerintah dalam hal pembangunan Kabupaten Sergai. Eksternal Affairs Senior Manager Regal Springs Indonesia Kasan Mulyono didampingi Humas Afrizal menyampaikan apresiasi kepada para jurnalis yang turut andil dalam memberitakan maupun memberi saran kepada PT AN selama ini. Diharapkan kemitraan terus terbina di masa mendatang. Mewakili para wartawan, Darmawan memberikan apresiasi kepada PT. AN atas partisipasinya menggelar diskusi publik tersebut. Dengan terjalinnya hubungan baik antara jurnalis dan PT. AN, dia berharap ke depan dapat menelurkan sejuta manfaat bagi kemakmuran masyarakat di Tanah Bertuah Negeri Beradat.(c03/B)

Waspada/Ist

Manajemen PT. AN Regal Spring Indonesia bersama sejumlah Wartawan media cetak, elektronik dan online Sergai di Desa Nagakisar Kec. Pantai Cermin.


Sumatera Utara

WASPADA Rabu 13 November 2019

Kota Medan B. Aceh Binjai Bireuen B. Pidie G. Sitoli K. Jahe Kisaran Kutacane Langsa

Zhuhur 12:10 12:24 12:11 12:18 12:18 12:15 12:11 12:07 12:14 12:13

‘Ashar 15:32 15:45 15:33 15:40 15:39 15:35 15:32 15:28 15:35 15:35

Magrib 18:11 18:22 18:11 18:17 18:17 18:17 18:12 18:08 18:14 18:12

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

19:21 19:32 19:22 19:27 19:27 19:28 19:22 19:18 19:24 19:23

04:41 04:57 04:42 04:51 04:50 04:43 04:42 04:37 04:44 04:45

04:51 05:07 04:52 05:01 05:00 04:53 04:52 04:47 04:54 04:55

L.Seumawe 12:17 L. Pakam 12:10 Sei Rampah12:09 Meulaboh 12:21 P.Sidimpuan12:08 P. Siantar 12:09 Balige 12:09 R. Prapat 12:06 Sabang 12:24 Pandan 12:10

06:08 06:24 06:09 06:18 06:17 06:10 06:08 06:04 06:11 06:12

Zhuhur ‘Ashar 15:38 15:31 15:30 15:42 15:29 15:30 15:30 15:27 15:45 15:31

B7

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

Zhuhur ‘Ashar

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

18:15 18:10 18:09 18:20 18:11 18:10 18:11 18:08 18:21 18:12

19:26 19:20 19:19 19:31 19:21 19:20 19:21 19:18 19:32 19:23

04:49 04:41 04:40 04:52 04:37 04:39 04:38 04:35 04:57 04:39

04:59 04:51 04:50 05:02 04:47 04:49 04:48 04:45 05:07 04:49

Sibolga Sidikalang Sigli Singkil Stabat Takengon T.Balai Tapaktuan Tarutung T.Tinggi

12:10 12:11 12:21 12:14 12:11 12:18 12:06 12:16 12:09 12:09

18:12 18:13 18:20 18:16 18:11 18:17 18:07 18:17 18:11 18:09

19:23 19:23 19:30 19:26 19:22 19:27 19:17 19:27 19:22 19:20

04:39 04:42 04:54 04:44 04:42 04:50 04:36 04:47 04:39 04:39

04:49 04:52 05:04 04:54 04:52 05:00 04:46 04:57 04:49 04:49

Panyabungan 12:07 Teluk Dalam 12:14 Salak 12:12 Limapuluh 12:07 Parapat 12:09 Gunung Tua 12:07 Sibuhuan 12:06 Lhoksukon 12:16 D.Sanggul 12:10 Kotapinang 12:05 Aek Kanopan 12:06

06:16 06:07 06:07 06:19 06:03 06:06 06:05 06:02 06:24 06:06

15:31 15:33 15:43 15:35 15:32 15:39 15:27 15:38 15:30 15:30

06:06 06:08 06:21 06:10 06:09 06:17 06:03 06:14 06:05 06:06

Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut

Zhuhur ‘Ashar 15:28 15:34 15:33 15:29 15:31 15:27 15:27 15:37 15:31 15:26 15:28

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

18:10 18:17 18:13 18:08 18:11 18:09 18:09 18:15 18:12 18:07 18:08

19:20 19:28 19:24 19:18 19:21 19:19 19:20 19:25 19:22 19:17 19:18

04:35 04:41 04:42 04:38 04:39 04:35 04:34 04:48 04:40 04:34 04:36

04:45 04:51 04:52 04:48 04:49 04:45 04:44 04:58 04:50 04:44 04:46

Rumah, Toko Dan Warung Terbakar MADINA (Waspada): Delapan rumah warga musnah terbakar di Banjar Bolak IV, Kelurahan Kota Siantar, Kecamatan Panyabungan, Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Selasa (12/11) dinihari sekira pukul 03:30. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu. Namun kerugian diperkirakan mencapai miliaran rupiah. Sedangkan penyebab kebakaran belum diketahui. Selain memusnahkan rumah, kobaran api juga membakar satu toko klontong dan satu warung kopi milik warga. Informasi dihimpun Waspada di lokasi, api baru bisa dipadamkan sekira pukul 05:15 setelah dua armada Damkar Madina, ditambah satu water canon Polres Madina diturunkan untuk

Langkat

Tidak Layak

membantu memadamkan api. Lurah Kota Siantar, Pausir menjelaskan, ada 10 bangunan yang terbakar terdiri dari 8 rumah, satu toko dan satu warung. Kobaran api sulit dipadamkan karena secara kebetulan semua aliran air (siring dan sungai) sedang kering. Hal ini disebabkan tanggul pembagi air yang berada di hulu sedang rusak akibat luapan Sungai Aekmata sehari sebelumnya. Sedangkan para korban kebakaran sudah diungsikan ke tempat kerabat dan keluarga. Pihak kelurahan juga sudah melaporkan peristiwa ini ke Pemkab Madina. Langkah pertama, pihak kelurahan mendirikan dapur umum serta posko dan bantuan untuk korban kebakaran sudah mulai bedatangan. (c14/C)

Forsabi IAIN Gelar SEA Championship yang digunakan) Championship ini, diikuti 200 peserta. Kegiatan itu dibuka Rektor IAIN P. Sidimpuan Prof. Ibrahim Siregar diwakili Wakil Rektor 1 Muhammad Darwis Dasopang, ditandai dengan peluncuran pembuatan kamus bahasa Arab dan Inggiris karya Forsabi. Wakil Rektor 1 IAIN P. Sidimpuan Dr. Muhammad Darwis Dasopang mengatakan, kegiatan yang dilaksanakan Forsabi tersebut bisa menjadi motivasi bagi fakultas maupun organisasi kemahasiswaan lainnya agar lebih kreatif dan cerdas dalam berkarya. Kejuaraan berbasis Bahasa Arab dan Inggiris ini, merupa-kan bagiandariupayamemberipenguatanterhadapmutupendidikandan lulusan IAIN P. Sidimpuan. Dekan FEBI IAIN P. Sidimpuan Darwis Harahap mengatakan, Forsabi yang berdiri sejak 2016 sudah banyak melahirkan mahasiswa berprestasi. “MahaWaspada/Mohot Lubis/B siswa yang tergabung dalam DEKAN FEBI IAIN P.Sidimpuan Dr Darwis Harahap (dua kiri) Forsabi sudah mengikuti kejuamenerima kamus mini bahasa Arab dan Inggris dari Ketua ran tingkat nasional dan interForsabi Imam Saleh Pulungan. nasional,” katanya. (cml/B)

P.SIDIMPUAN (Waspada) : Forum Bahasa Fakultas Ekonomi dan Bisnis (Forsabi) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) P.Sidimpuan menggelar kejuaraan berbasis bahasa Inggris dan bahasa Arab. Kegiatan berlangsung, Senin (11/11), di Auditorium IAIN Jl. HT. Rizal Nurdin, P. Sidimpuan Kejuaraan yang diberi nama SEA (Spoken English and Arabic/Bahasa Inggris dan Arab

Baznas DS Salurkan ZIS Kepada Mustahiq LUBUKPAKAM (Waspada) : Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Deliserdang menyalurkan zakat, infaq dan sadaqah (ZIS) kepada 900 kaum dhuafa, 100 guru mengaji, 100 kursi roda, bantuan pembangunan masjid dan mushalla serta beasiswa pendidikan kepada yang berhak. ZIS yang merupakan penyaluran triwulan tiga tahun 2019 sebesar Rp649 juta lebih ini, diserahkan Ketua Baznas Deliserdang Zulkarnain Nasution bersama jajaran pengurus disaksikan Wakil Bupati Deliserdang MA Yusuf Siregar, Kakan Kemenag Deliserdang Tholibun Pohan di halaman kantor Dinas Pertanian Deliserdang di Lubukpakam, Senin (11/11). Mantan Asisten II Setdakab Deliserdang ini menjelaskan, pengumpulan dana ZIS di

Kabupaten Deliserdang terus meningkat. Pada pertengahan 2017, Baznas Deliserdang menghimpun dana ZIS Rp346.120.000. Kemudian di 2018 meningkat menjadi Rp1,3 miliar. Sementara pengumpulan ZIS periode JanuariNovember 2019 terhimpun Rp1,44 miliar. “MeningkatnyapengumpulandanaZISinipatut kita syukuri dan diharapkan tahun depan akan meningkat. Sehingga dengan dana ZIS ini banyak masyarakat dapat terbantu,” ujar Zulkarnain. Wakil Bupati Deliserdang MA Yusuf Siregar mengatakan, sebagai penyelenggara pengelolaan ZIS, Baznas diharapkan terus memformulasikan berbagai program penyaluran yang sungguhsungguh dibutuhkan para mustahiq. Tujuannya agar penerima manfaat lebih berdaya serta menjadi insan mandiri dan bermartabat. (a06/B)

Waspada/M Husni Siregar/B

WABUP Deliserdang MA Yusuf Siregar menyerahkan kursi roda kepada mustahiq pada penyaluran dana ZIS di Lubukpakam, Senin (11/11).

06:02 06:08 06:08 06:05 06:06 06:02 06:01 06:15 06:06 06:01 06:03

Waspada/Sarmin Harahap/B

KONDISI kebakaran di Kelurahan Kota Siantar.

Jamaah Umrah Meninggal Di Pesawat

Saudia Mendarat Darurat DELISERDANG ( Waspada): Pesawat Saudi Airlines (Saudia) dari Madinah tujuan Cengkareng, Jakarta terpaksa mendarat darurat di Kualanamu International Airport (KNIA), Senin (11/11). Pasalnya, seorang penumpang yang merupakan jamaah umrah, meninggal dunia di pesawat tersebut. Informasi dihimpun Waspada, Selasa (12/11), jamaah umrah yang meninggal tersebut, Yuliati, 80, warga Jawa Tengah. Almarhumah merupakan

penumpang Saudia dengan nomor penerbangan SV 824 dari Madinah tujuan Cengkareng. Sekira pukul 10:30, petugas Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) Kualanamu menerima informasi dari groundhandling P T. J A S t e n t a n g a d a n y a penumpang Saudia yang sakit

sehingga pesawat tersebut terpaksa mendarat darurat di KNIA. Petugas KKP langsung melakukan pemeriksaan. Namun penumpang atas nama Yuliati dilaporkan telah meninggal dunia. Sesuai dari keterangan pramugari Saudia, korban sebelumnya mengalami lemas di dalam pesawat kemudian meninggal dunia. Dokter dari KKP Kualanamu beserta perawat kemudian membawa jenazah Yuliati ke RSUD Deliserdang dengan

mobil ambulans, didampingi pihak keluarganya. Plt. Branch Communication and Legal Manager PT. Angkasa Pura II Kualanamu Paulina Simbolon yang dikonfirmasi membenarkan adanya kejadian itu. “Benar, seorang jamaah umrah atas nama Yuliati meninggal dunia diduga akibat cardiac arrest atau serangan jantung,” katanya. Hal itu sesuai dengan keterangan dari KKP Kualanamu, Rinna Azrida.(m29/I)

161 Desa Gelar Pilkades, 8 Desa Batal GUNUNGTUA (Waspada): Hari ini, Rabu (13/11) sebanyak 161 desa di Kabupaten Padanglawas Utara menggelar pemilihan Kepala Desa (Pilkades) secara serentak, tahun 2019. Demikian disampaikan Bupati Paluta Andar Amin Harahap melalui Kaban Pemdes AR Marjoni kepada Waspada. Katanya, 161 desa yang menggelar Pilkades serentak yakni, Kecamatan Portibi sebanyak 15 desa, Batang Onang 10 desa, Padang Bolak 25 desa, Halongonan 9 desa, Padang Bolak Julu 10 desa, Dolok 48 desa, Simangambat 5 Desa, Ujung batu 5 desa, Haltim 7 desa, Padang Bolak Tenggara 5 desa, Dolok Sigompulon 19 desa dan Hulu Sihapas 4 desa. Menurut Kaban Pemdes, sebelumnya jumlah desa yang akan melaksanakan Pilkades sebanyak 169 desa. Namun karena ada 8 desa yang tidak memenuhi ketentuan, akhirnya pelaksanaan Pilkades di 8 desa dibatalkan. Adapun 8 desa yang batal mengikuti Pilkades tahun 2019 yakni, Desa Purba Sinomba di Kecamatan Padang Bolak, karena salah satu oknum panitia Pilkades dalam proses hukum. Desa Padang Bujur di Keca-

POLITISI PDI Perjuangan Langkat meminta Kementerian Perhubungan agar memerintahkan jajarannya segera membongkar bangunan retaining wall (RW) proyek PT KAI yang miring di BSL 10 di Lingkungan IV Simpang Lima, Kel. Pekan Besitang. “Kita prihatin, mega-proyek yang menelan anggaran cukup besar, tapi mutunya seperti ini. Bangunan RW ini harus segera dibongkar dan rekanan harus membangun kembali RW dengan konstruksi yang lebih bermutu,” kata Kirana Sitepu, kepada Waspada, Selasa (5/11). Mantan Ketua Fraksi PDIP DPRD Langkat itu mengatakan, pembangunan proyek PT. KAI Aceh-Sumut ini menggunakan uang rakyat yang bersumber dari pembayaran pajak. Karena itu, lanjutnya, pembangunan harus benarbenar bermutu dan tidak boleh asal jadi.(a02/C)

Belum Terealisasi RENCANA pembangunan jalan tembus Lubuk Kasih - Desa Perlis, Kecamatan Brandan Barat oleh Perusahaan Sawit PT. KLK dan Pemerintahan Kecamatan Brandan Barat sejak tahun 2018 hingga saat ini belum juga terealisasi. Hal ini dikatakan seorang tokoh pemuda di Desa Lubuk Kasih Edward Manik alias Edo kepada Waspada di P. Brandan, baru-baru ini. Pembukaan jalan sudah dilakukan namun pembangunan jembatan lebih kurang 80 meter hingga saat ini belum juga terealisasi. “Jika jalan tersebut dibangun, maka akan memudahkan warga ke pasar di Kec. Brandan Barat dan berobat ke Puskesmas,” jelas Edo.(c01/B)

Batubara

Gotong Royong

Waspada/Sori Parlah Harahap/B

WAKAPOLRES Tapsel Kompol Jumanto memimpin upacara apel pemberangkatan PAM Pilkades. matan Padang Bolak Julu, jumlah calon kepala desa kurang dari 2 orang. Desa Galanggang di Kecamatan,BatangOnang,panitia Pilkades mengundurkan diri. Desa Baringin SIP di Kecamatan Dolok, jumlah calon Kades kurang dari 2 orang. Desa Mompang di Kecamatan Dolok, jumlah calon Kades kurang dari 2 orang. Desa Rancaran di Kecamatan Dolok, jumlah calon Kades kurang dari 2 orang. Desa Rokkare di Kecamatan Dolok jumlah calon Kades kurang dari 2 orang.

Desa Parigi di Kecamatan Dolok, penetapan calon kepala desa tidak sesuai peraturan daerahNo.9/2016tentangPemilihan KepalaDesadanperaturanBupati Padanglawas Utara No. 29/2019 tentang petunjuk pelaksanaan pemilihan kepala desa. Sementara itu, 500 personel TNI dan Polri diberangkatkan menuju desa untuk mengawal pelaksanaan Pilkades serentak di Kabupaten Padanglawas Utara, Selasa (12/11). Pemberangkatan PAM Pilkades diawali dengan upacara

apel bersama yang dipimpin Wakapolres Tapsel Kompol Jumanto, di halaman kantor Bupati Paluta, jalan lintas Gunungtua-Padangsidimpuan. Wakapolres Tapsel Kompol Jumanto mengatakan, pemberangkatan 500 personel TNIPolri untuk PAM pengawalan Pilkades serentak di wilayah Kabupaten Padanglawas Utara. “Mari kita jaga dan kawal pelaksanaan pemilihan kepala desa. Jangan sampai terjadi konflik di masyarakat,” ungkap Wakapolres. (a35/C)

Menyemarakkan Hari Sumpah Pemuda, masyarakat Desa Seinangka yang didominasi kaum muda melakukan aksi gotong royong dengan membersihkan sampah di seputar lingkungan, belum lama ini. Koordinator aksi Nedi Panjaitan mengatakan, kegiatan tersebut menjadi pembelajaran bagi masyarakat dan generasi muda bahwa mereka mempunyai kepedulian tinggi terhadap lingkungan. Gotong royong itu, menjadi ajang sosialisasi kepada warga tentang pentingnya menjaga lingkungan dari sampah terutama plastik yang dapat mengganggu kesehatan dan pemandangan. “Sampah plastik dari hari ke hari semakin sulit untuk dikendalikan. Sehingga kami memulai untuk melakukan pengendalian sampah anorganik tersebut terutama di area jalan utama Desa Seinangka,” ujar Nedi.(a32/B)

Pemko Binjai Peduli Yatim Piatu Dan Dhuafa Pemerintah Kota Binjai peduli terhadap yatim piatu dan kaum dhuafa. Kepedulian itu ditunjukkan dengan memberikan bantuan sembako. Pemberian bantuan sembako merupakan program Pemko Binjai melalui Bagian Kesra bekerjasama dengan TP PKK Kota Binjai. Pembagian sembako ini juga merupakan wujud silaturahmi kepada masyarakat seperti kaum dhuafa dan anak yatim.

Pemko menggiatkan gerakan menyantuni anak yatim piatu. Langkah ini dilakukan untuk melaksanan visi misi Kota Binjai yakni mewujudkan masyarakat yang religius, nyaman dan sejahtera. Upaya ini dimulai dengan kegiatan memberikan santunan kepada ratusan anak yatim piatu di setiap kecamatan. Menurut Kabag Kesra, bantuan sembako untuk yatim piatu dan kaum dhuafa langsung diserahkan ke rumah

warga, sehingga bisa berdialog. Bahkan tim yang dipimpin Ketua TP PKK Lisa Andriani melihat tempat tinggal warga yang perlu dibantu. Penyerahan bantuan kepada kaum dhuafa dan yatim piatu dilakukan bersamaan dengan kegiatan PKK Kota Binjai yang dipimpin Lisa Andriani Idaham beserta pengurus PKK kecamatan dan kelurahan. Bantuan yang diberikan kepada 200 orang. “Setiap kecamatan 40 orang dan diserah-

kan di lima kecamatan. Penyerahan bantuan oleh TP PKK di kawasan Binjai Utara dipusatkan di Masjid Al Ikhlas Jl. MT Haryono. Kecamatan Binjai Barat di Masjid Al Ikhlas Jl. Kecipir. Di Sei Remban, Kelurahan Payarobah. Kec. Binjai Timur dipusatkan di Masjid Sumber Karya, Jl. Soekarno-Hatta dan di Binjai Kota di Masjid Al Insyiroh Kelurahan Kartini. Sofyan Siregar mengatakan, pesan Wali Kota Binjai M. Idaham, bahwa bantuan kepada

kaum dhuafa dan yatim piatu ini untuk memperkuat dan memperkokoh keagamaan bagi masyarakat luas. Salah satu caranya,denganmenyantunianak yatim piatu dan kaum dhuafa. Gerakan menyantuni anak yatim piatu dan dhuafa juga menciptakan semangat ukhuwah Islamiyah. Harapannya, kegiatan pemberian santunan kepada anak yatim piatu dan dhuafa bisa diikuti institusi lain. Anak yatim piatu dan dhuafa yang diberikan bantuan berasal

Waspada/Riswan Rika/B

Waspada/Riswan Rika/B

KABAG Kesra Pemko Binjai Sofyan Siregar menyerahkan bantuan Pemko Binjai kepada kaum dhuafa.

KETUA TP PKK Lisa Andriani Idaham bersilaturahmi dengan anak yatim piatu.

di sejumlah kelurahan. Kabag Kesra Pemko Binjai Sofyan Siregar menjelaskan, Senin (11/11), Pemko juga akan meningkatkan bantuan untuk kaum dhuafa dan yatim piatu sehingga bisa lebih layak. “Sebenarnya, program bantuan kepada kaum dhuafa dan yatim piatu oleh Pemko Binjai sudah terlaksana sembilan tahun lalu dan selama empat tahun ini dilakukan kerjasama Pemko dengan Tim Penggerak PKK Kota Binjai,” jelas Sofyan.

Ke depan secara bertahap bantuan akan terus ditingkatkan. Tidak dipungkiri anak-anak yatim piatu dan kaum dhuafa ini merupakan bagian keluarga besar Kota Binjai dan calon pemimpin generasi yang akan datang. Selain bantuan, hal yang diperkuat lainnya yakni peningkatan pelayanan dasar kepada anak yatim baik pendidikan, kesehatan maupun lainnya. ‘’Ke depan, tidak boleh ada anak-anak yatim atau

masyarakat tidak mampu yang tidak sekolah,’’ ujarnya. Ketua TP PKK Binjai Lisa Andriani berharap mereka harus memiliki keterampilan. Kemudian mendorong anak yatim menjadi wirausaha muda. Sehingga nantinya mereka memiliki keterampilan dan siap terjun langsung ke masyarakat. Harapannya ketika mandiri nanti, bisa membiayai adik-adik mereka atau juga membina anak asuh. (a04/B)

Waspada/Riswan Rika/B

LISA Andriani bersama penerima bantuan Pemko Binjai setelah meninjau kediaman warga.


Sumatera Utara

B8

WASPADA Rabu 13 November 2019

Pembuang Bangkai Hewan Bisa Dipidana Maksimal 10 Tahun DELISERDANG (Waspada): Pakar hukum pidana dari Universitas Muhammadiyah Sumatera Utara (UMSU) menegaskan, bagi perusahaan atau perorangan yang membuang bangkai hewan sembarangan bisa diproses hukum. Misalnya, membuang bangkai babi ke sungai atau ke laut, maka dipastikan bisa dipidana dengan hukuman paling singkat (minimal) tiga tahun dan paling lama (maksimal) 10 tahun penjara. Pasalnya, bangkai babi itu bukan hanya sekadar menjadi limbah yang mencemari lingkungan, tapi juga najis bagi orang lain yakni umat Islam. “Kalau ada kesengajaan dari perusahaan untuk mengotori lingkungan hidup dengan cara membuang bangkai hewan atau limbah apapun, sehingga media lingkungannya rusak maka hukum pidana bisa langsung diterapkan,” kata Dr. Adi Mansyar, SH, MHum yang merupakan dosen UMSU, kepada Waspada, Selasa (12/11). Dr. Adi menanggapi pemberitaan tentang persoalan bangkai babi yang dibuang di sungai bahkan telah masuk ke kawasan perairan Selat Malaka. Kasus seperti ini ditemukan di Deliserdang, Medan, Sergai dan daerah lainnya. Dr. Adi menjelaskan, undang-undang yang diterapkan

dalam kasus tersebut adalah UU No. 32 Tahun 2009 Tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup. “Ancamannya, dalam pasal 98 ayat 1 dan ayat 2 tentang tindak pidana materil pencemaran lingkungan hidup. Ayat 1, setiap orang yang dengan sengaja melakukan perbuatan yang mengakibatkan dilampauinya baku mutu udara ambien, baku mutu air, baku mutu air laut atau kriteria baku kerusakan lingkungan hidup, dipidana dengan pidana penjara paling singkat tiga tahun dan paling lama 10 tahun dan denda paling sedikit Rp3 miliar dan paling banyak Rp10 miliar,” jelasnya. “Kemudian pasal 98 ayat 2, apabila perbuatan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) mengakibatkan orang luka dan/ atau membahayakan kesehatan manusia, dipidana dengan pidana penjara paling singkat 4 tahun dan paling lama 12 tahun dan denda paling sedikit Rp4 miliar dan paling banyak Rp12 miliar,” tambahnya. Menurut Dr. Adi, sungai dan laut merupakan media lingkungan.“Artinya media lingkungan itu tempat mikro organisme untuk hidup dan berkembang biak. Jadi, pendekatannya itu dari pendekatan Undang-undang No. 32 tahun 2009 tentang Lingkungan Hidup,” katanya. Jadi, lingkungan hidup itu

tidak boleh dicemari. Defenisi pencemaran yakni masuknya zat atau benda dimana benda itu dapat mengubah kondisi natural dari lingkungan tersebut. “Sungai itu kan airnya netral, stabil dan normal. Begitu masuk bangkai babi itu ke dalam air, itu kan menjadi tidak normal dan tidak stabil lagi. Maka terjadilah pencemaran. Jadi, kalau misalnya badan hukum atau perusahaan membuang bangkai babi ini secara besar-besaran, maka disebut itu pertanggungjawaban mutlak,” ujarnya. Pertanggungjawaban mutlak yang dimaksud Dr. Adi, yakni dari pemilik perusahaan. Pertama, bisa dilihat kalau pemilik perusahaannya itu langsung ikut membuang bukan sekedar direktur pelaksananya yang membuang, maka seluruh struktur di perusahaan itu turut bertanggungjawab terhadap pencemaran lingkungan. “Kedua, terjadinya pencemaran lingkungan yang mengakibatkan kerugian bagi orang banyak. Sekarang orang banyak yang merasa dirugikan itu, bisa menuntut perusahaan atau individu yang membuang bangkai babi ke sungai. Bisa dalam gugatan class action, boleh dalam bentuk laporan pidana,” katanya. Ketiga, lanjut Dr. Adi, organisasi lingkungan yang konsen terhadap lingkungan seperti

Wahana Lingkungan Hidup Indonesia (WALHI) dan lainnya bisa mengajukan gugatan sifatnya legal standing. Tujuannya untuk memperbaiki media lingkungan hidup yang sudah tercemar akibat limbah tadi. “Nah, dari tiga komponen ini, dalam hukum pidana memang bisa diterapkan. Hukum pidana itu selalu disebut ultimatum remidium. Artinya, pidana itu sebagai senjata terakhir dalam proses penegakan hukum.Tetapi kalau ada kesengajaan dari perusahaan atau perorangan untuk mengotori media lingkungan hidup itu dengan cara membuang limbah babi, sehingga media lingkungannya rusak, maka hukuman pidana bisalangsungditerapkan,”tegasnya. Ditindak Sementara itu, Polres Sergai akan menindak para pelaku pembuangan bangkai babi yang terjangkit virus Hog Cholera secara sembarangan terutama di aliran sungai. Pasalnya, keberadaan bangkai babi tersebut telah menimbulkan keresahan di tengah masyarakat. Kapolres Sergai AKBP Juliarman Pasaribu yang dihubungi Waspada, Senin (11/11) malam mengatakan, pihaknya akan menindaklanjuti penemuan bangkai babi yang dibuang sembarangan termasuk di aliran sungai. “Kapolsek Firdaus dan

Dr. Adi Mansyar SH M.hum Kapolsek Dolok Masihul telah saya perintahkan dan masih menyelidiki peternakan mana yang membuang bangkai babi di sungai. Bila ditemukan, maka akan kami jerat dengan Undang-Undang Lingkungan Hidup karena sudah mencemari lingkungan,” tegas AKBP Juliarman Pasaribu. Kasat Reskrim Polres Sergai AKP Hendro Sutarno yang dikonfirmasi Waspada juga membenarkan pihaknya sedang melakukan penyelidikan terhadap temuan bangkaibangkai babi tersebut. Plt Asisten I Pemkab Sergai yang juga Kasat Pol PP Sergai Drs. Pajar Simbolon yang dihubungiWaspada, Selasa (12/ 11) mengatakan, Pemkab Sergai

Waspada/Ist

Plt. Asisten I Drs. Pajar Simbolon bersama Kadis Ketapang M. Aliuddin SP, Kadis LH Drs. Panisean Tambunan, Kasat Reskrim Polres Sergai AKP Hendro Sutarno, Camat Sei Bamban Drs Rudi Irwansyah saat meninjau lokasi penemuan puluhan bangkai babi di Dusun XIII Tualang Desa Bakaran Batu Kec.Sei Bamban, Selasa (12/11). langsung menggelar rapat koordinasi (Rakor) terkait penanganan pencemaran lingkungan yang diakibatkan pembuangan bangkai babi di sungai. “Rapat langsung saya pimpin dan dilaksanakan di ruang kerja Kasat Reskim Mapolres Sergai di Desa Firdaus Kec.Sei Rampah. Rapat dihadiri Kadis Lingkungan Hidup Drs. Panisean Tambunan, Kadis Ketapang M. Aliuddin, Kasat Reskrim AKP Hendro Sutarno, Camat Sei Bamban Drs. Rudi Irwansyah,” jelas Pajar Simbolon.

Usai Rakor, dilanjutkan peninjauan di lapangan. Saat itu, tim menemukan puluhan bangkai babi di aliran sungai Tualang Dusun XIII Desa Bakaran Batu Kec. Sei Bamban yang menebarkan bau busuk. Bila tidak diatasi, dikhawatirkan akan menjadi sumber penyakit. “Dari hasil peninjauan, pada Rabu (13/11) pagi, tim bersama Muspika Sei Bamban dan warga akan melakukan penguburan bangkai-bangkai babi tersebut,” demikian Pajar Simbolon. (c03/C)

72 Bangkai Cemari Sungai Bagan Percut Suspect ASF Dan HC Penyebab Kematian 462 Babi Di Karo PERCUT SEITUAN (Waspada) : Tim Terpadu Pemkab Deliserdang terdiri atas Dinas Lingkungan Hidup, Dinas Kesehatan, Satpol PP, dibantu anggota PMI, BNPB dan kepala desa serta kepala dusun melakukan penyisiran di aliran Sungai Bagan Percut, Kecamatan Percut Seituan, Selasa (12/11). Dari penelusuran itu, tim menemukan 72 ekor bangkai babi yang mengapung. Pantauan Waspada di lapangan, sebelum melakukan penyisiran di aliran sungai, petugas dan Tim Terpadu terlebih dahulu berkumpul di Kantor Desa Percut guna mendengar arahan dari Kasatpol PP Deliserdang Suryadi Aritonang. Usai memberi arahan, tim kemudian bergerak menelusuri aliran sungai Percut menggunakan perahu karet milik BNPB dan dua boat milik nelayan. Penelusuran dimulai dari bawah jembatan Desa Cinta Damai menuju muara Sungai Bagan Percut. Turut serta dalam penyisiran aliran Sungai Bagan Percut itu, Kasatpol PP Deliserdang Suryadi Aritonang, Kadis Perikanan dan Kelautan TM Zaki Aufa, Kadis Kominfo Haris Binar Ginting, anggota DPRD Deliserdang asal Percut Seituan Rakhmadsyah, dan Camat Percut Seituan Khairul Azman Harahap. Kasatpol PP Deliserdang Suryadi Aritonang didampingi Kadis Kominfo Haris Binar Ginting dan anggota DPRD Deliserdang Rakhmadsyah menjelaskan, penelusuran aliran Sungai

Percut ini dilakukan atas perintah Bupati Deliserdang guna mengatasi wabah kolera yang menyerang babi. “Ada 72 bangkai babi yang ditemukan mengapung di aliran Sungai Bagan Percut ini,” kata Suryadi Aritonang. Anggota DPRD Deliserdang Rakhmadsyah menyampaikan apresiasi kepada Pemkab Deliserdang yang cepat tanggap terhadap permasalahan di masyarakat. Menurut Rakhmadsyah, penelusuran terhadap bangkai babi ini perlu dlilakukan karena keberadaannya sangat meresahkan masyarakat yang tinggal di bantaran sungai. Sebab, aliran sungai tersebut juga digunakan masyarakat untuk mencuci pakaian. Di samping itu, di Bagan Percut juga terdapat warung terapung yang menyediakan berbagai makanan laut. Kepada warga yang memiliki ternak babi di wilayah Kecamatan Percut Seituan, Rakhmadsyah mengimbau untuk tidak membuang bangkai babi di sungai. Tetapi menguburkannya langsung agar tidak berdampak terhadap kesehatan

Waspada/Khairul K Siregar/B

ANGGOTA DPRD Deliserdang Rakhmadsyah didampingi Kadis Kominfo Haris Binar Ginting dan Kasatpol PP Suryadi Aritonang memberi penjelasan terkait penemuan bangkai babi di Sungai Bagan Percut, Selasa (12/11). masyarakat. Anwar, 35, nelayan yang menetap di daerah pinggiran aliran Sungai Bagan Percut mengaku kerap menemukan bangkai babi di aliran sungai tersebut. “Ini sudah sedikit. Kalau kemarin, banyak yang mengapung dan mungkin sudah hanyut terbawa arus sungai ke daerah muara karena hujan lebat,” kata Anwar. Bangkai babi yang ditemukan di aliran Sungai Bagan Percut dan dievakuasi tersebut, selanjutnya dikuburkan di lahan

Akhirnya mereka sadar, merasa malu tidak berhak kemudian mengundurkan diri dari penerima manfaat program tersebut,” ujar Ahmad Pian. Selain faktor sadar, lanjut Ahmad, faktor ekonomi mereka yang membaik juga mempengaruhi. Saat ini, jumlah penerima manfaat PKH di Kab. Langkat terus berubah seiring adanya pemuktahiran data di pemerintah pusat. “Saat ini, penerima PKH di Langkat 40.778 orang. Sebelumnya mencapai 46.629 orang,’’ ujar Pian. Bantuan PKH diterima masing-masing masyarakat miskin yang terdaftar berkisar Rp1.890.000 per tahun.(a03/B)

Minibus Kontra Truk, Sopir Tewas Martoba, Kota P. Siantar, Senin (11/11) dinihari. Informasi dihimpunWaspada menyebutkan, minibus TTB dikemudikan korban Gunawanto Butarbutar, 31, melaju dari arah Kota Medan dengan tujuan ke Tapanuli. Setibanya di lokasi kejadian, minibus tersebut masuk ke jalur kanan diduga hendak mendahului kendaraan lain. Saat bersamaan, datang truk dari arah berlawanan. Akibatnya, tabrakan tidak dapat dihindari lagi. Saat itu, korban terlempar ke badan jalan dan tewas di tempat. Petugas Unit Laka Sat Lantas Polres P. Siantar yang tiba di lokasi, langsung mengevakuasi korban luka-luka ke RS Vita Insani. Sedang korban tewas dibawa ke RSUD dr. Djasamen Saragih untuk divisum. Kapolres P. Siantar AKBP Budi Pardamean Saragih saat dikonfirmasi melalui Plh. Kasubbag Humas Aipda Napena Surbakti, Kasat Lantas AKP Septian Dwi Rianto dan Kanit Laka Aipda Marojahan Waspada/Ist MINIBUS TTB mengalami rusak berat usai bertabrakan dengan Nainggolan mengatakan, kasus truk di Jl. Medan, Kel. Nagapita, Kec. Siantar Martoba, Kota lakalantas itu masih dalam penyelidikan. (a30/C) P. Siantar, Senin (11/11) dinihari. PEMATANGSIANTAR (Waspada): Minibus CV Tao Toba Indah (TTB) BK 1497 KP yang mengangkut sejumlah penumpang, bertabrakan dengan truk. Akibatnya, sopir minibus tewas di tempat dan tujuh penumpang mengalami luka-luka. Kecelakaan lalulintas yang mengakibatkan korban jiwa dan kerugian materil itu terjadi di Jl. Medan, Km 2,5, Kel. Nagapita, Kec. Siantar

Bentuk Karakter SEBANYAK 109 sekolah mulai tingkat SD hingga SLTA sederajat se Sumbagut mengikuti Kompetisi Inspirasi Paskibra Satuan (KIPAS) ke 8 tahun 2019 di halaman SMKN 1 Percut Seituan Jl.Kolam Desa Medan Estate Kec.Percut Seituan, belum lama ini. Pembukaan dilakukan oleh Kasi SMA/SMK Dinas Pendidikan Propinsi Sumatera Utara Drs. Aswal, MSi ditandai penyematan tanda peserta dilanjutkan penglepasan balon udara. Dalam sambutannya, Kasi SMA/SMK Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Utara Drs. Aswal mengatakan, ini merupakan kegiatan positif yang menjadi wadah bagi generasi muda khususnyapelajarseSumbagutuntuk mempersatukan semangat jiwa kebangsaan.(crul/B)

Asahan Berbagi Sedekah USAI ijab qobul pernikahan, relawan Komunitas Jumat Berbagi (Kojab) Kab Asahan, menggunakan gaun pengantin berbagi sedekah kepada masyarakat kurang mampu. Mempelai pria Roni Kholidi, 23, warga Dusun XIIV, Desa Simpangempat, Kab. Asahan melangsungkan ijab qobul di rumah mempelai wanita Rika Budiarti, 22, warga Lingkungan I, Kel. Seirenggas, Kec. Kisaran Timur, Jumat (25/10). Menurut Roni, saat dihubungi Waspada, tidak ada rencana (berbagi Sembako). “Namun karena sudah kebiasaan setiap usai shalat Jumat, saya bersama teman-teman di Kojab berbagi kepada masyarakat tidak mampu. Ini mendadak saja, karena sudah kebiasaan, sehingga setelah ijab qobul, kami dan teman-teman berbagi sembako kepada masyarakat tidak mampu,” jelas Roni.(a15/a31/B)

Labura Resahkan Warga

2.709 Orang Kaya Mundur Dari PKH STABAT (Waspada): Sepanjang tahun ini tercatat 2.709 penerima manfaat Program Keluarga Harapan (PKH) di Kab. Langkat mengundurkan diri. “Mereka yang mengundurkan diri itu orang kaya mengaku miskin,” kata Koordinator PKH Langkat Ahmad Pian, Selasa (5/11). Sebelumnya, saat didata mungkin mereka tidak melaporkan memiliki sepedamotor dan harta lainnya sehingga terdaftar sebagai penerima PKH. “Namun seiring waktu, dalam setiap pertemuan bulanan diberi penyadaran oleh petugas di lapangan bahwa penerima manfaat program tersebut hanya untuk orang miskin.

Deliserdang

garapan Desa Saentis. Tapsel Sementara itu, dalam dua pekan terakhir, puluhan ekor babi mati mendadak di Tapanuli Selatan, diduga akibat Hog Cholera yang disebabkan virus classical swine fever. “Sesuai laporan Badan Penyuluh Pertanian Kecamatan, jumlahnya mencapai 70 ekor,” kata Kadis Pertanian Tapsel Bismark Muaratua Siregar kepada wartawan, Selasa (12/11). Kematian mendadak puluhan ekor babi tersebut terjadi di Kecamatan Angkola Selatan 52 ekor, dan Kecamatan

Waspada/Khairul K Siregar/B

PETUGAS BNPB mengevakuasi bangkai babi di aliran Sungai Bagan Percut menggunakan tali, Selasa (12/11). Tantom Angkola 18 ekor induk dan anakan. Sesuai instruksi BupatiTapsel Syahrul M. Pasaribu, kata Bismark, pihaknya telah mengarahkan para peternak untuk tidak membuang bangkai babi ke sungai, karena dapat mencemari air. “Kita arahkan untuk ditanam, agar tidak mengganggu warga sekitar. Selain itu, agar virusnya tidak menular ke ternak babi lainnya,” jelas Bismark didampingi stafnya Aidin Harahap. Karo Di tempat terpisah, kema-

tian 462 ekor babi di Kabupaten Karo disebabkan virus suspect Africa Swine Fever (ASF) dan Hog Cholera (HG). Hal ini dikatakan Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Karo Metehsa Karo-Karo kepada Waspada di Kabanjahe, Selasa (12/11). Berdasarkan hasil pemeriksaan laboratorium Balai Veteriner, kematian babi di wilayah Kecamatan Lau Baleng-Mardingding disebabkan suspect virus ASF. Sedangkan kematian babi di wilayah Kecamatan Simpang Empat dan Kabanjahe disebakan virus suspect HG.

Babi yang mati terbanyak di wilayah Kec. Lau BalengMardinding yang mencapi 458 ekor. Sedangkan empat ekor lainnya berada di Kecamatan Kabanjahe dan Simpang Empat. Bupati Karo telah menerbitkan surat edaran No.520/ 4579/2019 tentang kewaspadaan terhadap penyebaran penyakit ternak babi. Salah satu poin dalam surat itu yakni pemusnahan ternak babi yang sudah mati dan tidak membuang bangkai ke aliran sungai atau ke hutan. Dalam hal ini, bangkai babi harus dikubur. (crul/a27/cpn/I)

Warga Diimbau Antisipasi Hog Cholera PAKPAKBHARAT ( Waspada) : Merebaknya wabah penyakit hog cholera diduga sudah menyerang hewan peliharaan warga di sejumlah desa, wilayah Kabupaten Pakpak Bharat. Dinas Peternakan Kabupaten Pakpak Bharat saat ini terus melakukan upaya pencegahan dan pemberantasan penyakit hog cholera, khususnya pada ternak babi dengan melakukan pemberian vaksinasi dan

antibiotika di sejumlah desa, salah satunya di Desa Aornakan II, Kecamatan PGGS. Menurut Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan melalui Seksi Peternakan Kabupaten PakPak Bharat, Faisal Sinamo, Senin (11/11), adapun tanda-tanda penyakit hog cholera pada hewan tersebut, ditandai dengan kurangnya nafsu makan, demam tinggi dan terjadi penggumpalan bintik darah

pada paha, telinga serta mulut. “Kami mengimbau pada masyarakat untuk melakukan antisipasi pencegahan wabah hog cholera dan melaporkan kejadian bila mana ada ditemukan gejala penyakit hog cholera tersebut, kepada Dinas Peternakan Pakpak Bharat,” katanya. Faisal Sinamo mengatakan, pencegahan penyakit hog cholera pada hewan peliharaan juga dapat dilakukan dengan mengurangi kontak langsung

dengan kandang atau ternak yang sudah terinfeksi serta dengan melakukan sanitasi kebersihan kandang dan pakan dengan baik. “Tim dari Dinas Peternakan Sumatera Utara, juga sudah turun Ke Kabupaten Pakpak Bharat beberapa hari yang lalu, mengambil sample darah hewan peliharaan untuk pengecekan penyakit hog cholera tersebut,” ujarnya. (cwb/C)

Zahir Perhatikan Desa Terdampak Banjir TALAWI (Waspada): Warga Desa Padanggenting di Kecamatan Talawi, Kabupaten Batubara menyampaikan terimakasih kepada Bupati Batubara Zahir yang telah memberi perhatian terhadap warga terdampak banjir. Ucapan terimakasih itu disampaikan warga saat Zahir berkunjung ke Masjid Sya’roni sekaligus melaksanakan shalat Maghrib berjamaah, Senin (11/11). Menurut warga, bupati tidak hanya meninjau saat terjadi bencana. Namun sampai sekarang walau banjir telah kering, bupati tetap memberi perhatian terhadap desa yang terkena dampak banjir. Bahkan, bupati juga menanyakan keluhan warga terkait banjir maupun pasca banjir dan memberikan memotivasi masyarakat agar selalu sabar dalam menghadapi bencana.

“Ini mencerminkan perhatian bupati cukup besar terhadap warganya terutama yang terdampak bencana banjir,” kata Karnes, tokoh masyarakat Desa Padanggenting, Selasa (12/11). Begitu juga kesigapan dan ketangguhan tim terkait dalam membantu melakukan evakuasi saat terjadi banjir. Tim ini tidak

kenal lelah membantu warga menyelamatkan perabotan dan barang berharga untuk diungsikan ke tempat lebih aman. Tim juga menyalurkan bantuan sembako dan mendirikan dapur umum, posko pengobatan dan penyemprotan guna membasmi nyamuk pasca banjir. “Ini semua tidak terlepas

dari upaya Bupati Zahir menginstruksikan jajarannya untuk membantu warga sejak terjadi banjir hingga pasca bencana,” ujarnya. Selain itu, Pemkab Batubara juga telah melakukan normalisasi sungai yang selama ini mengalami pendangkalan sehingga menjadi salah satu pemicu banjir.(a13/C)

Waspada/Iwan Has/B

BUPATI Batubara Zahir MAP ketika berkunjung ke Masjid Sya’roni di Desa Padanggenting, Kec. Talawi, Batubara sekaligus melakukan pertemuan dengan warga.

Aktivitas galian C berupa pengerukan krikil berpasir alami (sirtu) di Dusun Masihi, Desa Sei Raja, Kec. NA IX-X, Kab. Labura semakin meresahkan warga sekitar. Pasalnya, air sungai terlihat keruh dan tercemar akibat aktivitas pengambilan sirtu di hulu Sungai NA IX-X. Padahal air tersebut setiap hari dikonsumsi masyarakat sekitar untuk keperluan minum dan mandi. Seorang warga, Edi Tambunan saat ditemui Waspada, baru-baru ini, mengatakan, aktivitas galian C di hulu sungai menggunakan alat berat excavator, meresahkan warga. “Warga sudah lama resah karena air sungai jelas tercemar. Sementara air sungai di sini kami konsumsi untuk air minum, mandi dan mencuci”, katanya.(crs/C)

P. Sidimpuan

630 Mahasiswa REKTOR Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan (UM-Tapsel) Muksana Pasaribu mengatakan, 630 mahasiswa dari berbagai fakultas akan melaksanakan KKN di Kota P. Sidimpuan selama satu bulan. “630 Mahasiswa yang mengikuti KKN pertama ini ditempatkan pada 63 desa dan kelurahan yang tersebar di Kota P. Sidimpuan,” kata Rektor UMTapsel Muksana Pasaribu pada acara penutupan pembekalan peserta KKN, Sabtu (26/10), di aula kampus UM-Tapsel Jl. Sutan Muhammad Arif P.Sidimpuan. Dijelaskannya, mahasiswa yang akan melaksanakan KKN sejak 11 November 2019 terdiri dari 322 mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 87 Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, 113 Fakultas Hukum, 71 Fakultas Pertanian, 5 Fakultas Peternakan dan 36 mahasiswa Fakultas Agama Islam.(cml/B)

Binjai

Gantung Diri Amir Sam, 57, warga Jl. Kramat Sawah, Kel. Paseban, Kec. Senen, Provinsi DKI Jakarta, ditemukan tewas tergantung di halte bus Jl. Soekarno-Hatta, Kec. Binjai Timur, Selasa (5/11) sekitar pukul 04:00. Informasi diperoleh dari pihak kepolisian, mayat pria tersebut pertama kali ditemukan pengendara sepedamotor. Petugas Polsek Binjai Timur yang menerima laporan langsung menuju ke lokasi. Kasubbag Humas Polres Binjai Iptu Siswanto Ginting menyebutkan, dari pemeriksaan awal tidak ada ditemukan tandatanda kekerasan pada tubuh korban. “Pada saat ditemukan, mayat tergantung dengan tali tambang warna biru, menggunakan baju kemeja warna coklat, celanahitamdansandalkulithitam,” ungkap Siswanto.(a05/crh/C)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.