WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)
RABU, Legi, 6 Februari 2013/25 Rabiul Awal 1434 H
No: 24126 Tahun Ke-67
Terbit 24 Halaman (A1-12, B1-12)
Harga Eceran: Rp2.500,-
Tambang Rakyat Runtuh Di Madina
5.000 Kader PKS Sambut Anis Matta
Satu Tewas, Tiga Hilang
MEDAN (Waspada): Gema takbir menyambut kehadiran Presiden PKS Anis Matta dan Pelaksana tugas Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho. Sekitar 5.000 kader dan simpatisan PKS memadati Convention Hall Santika Hotel, Medan, Selasa (5/2). Anis Matta hadir dalam kegiatan bertajuk “Konsolidasi dan Temu Tokoh” itu sebagai upaya merapatkan barisan para pendukungnya pasca penahanan mantan Presiden PKS Luthfi Hasan Ishaaq oleh KPK tersandung dugaan korupsi pengadaan sapi impor di Kementan, beberapa waktu lalu. Selain Anis Matta tampak anggota DPR Fahri Hamzah yang disebut-sebut bakal menggantikan posisi Anis sebagai Wakil Ketua DPR. Anis Matta selama 15 menit berpidato membangkitkan semangat para kadernya. Tak hanya takbir dan doa, mantan Sekjend PKS itu juga menyitir sepenggal puisi Aku karya Chairil Anwar, penyair legendaris. “Kami ingin hidup seribu tahun lagi. Kita ingin hidup seribu tahun lagi. PKS ingin hidup seribu tahun lagi,” teriak Anis Matta yang disambut takbir ribuan pendukungnya. Lewat petikan puisi “Aku” itu, Anis seolah menegaskan kasus dugaan suap impor sapi yang ditudingkan KPK kepada mantan Presiden PKS
PANYABUNGAN (Waspada): Tambang rakyat di Desa Hutabargot Julu, Kec. Hutabargot, Kab. Mandailing Natal (Madina), kembali mengambil korban. Satu orang dilaporkan meninggal dunia, tiga hilang. Kepada Waspada di Panyabungan, Selasa (5/2) malam, Camat Hutabargot Hendra Batubara AP mengungkapkan, peristiwa ini terjadi Senin tengah malam kemarin. Saat itu, ujar Camat, tambang rakyat ini runtuh saat para pekerja melakukan penggalian di lubang tambang rakyat yang sudah ditutup. Mereka membuka lubang baru yang mengarah ke lubang yang sudah tidak lagi digunakan. Tiba-tiba lubang bekas tambang rakyat ini runtuh menimbun pekerja. Salah seorang di antaranya Hendra, 28, warga Desa Sabapadang, Kec. Hutabargot, menjadi korban. Jenazahnya dievakuasi sekira satu jam kemudian dan langsung dibawa ke kampungnya untuk dimakamkan. Camat Hutabargot Hendra Batubara AP mengungkapkan, selain mengakibatkan korban meninggal dunia, ada warga yang merasa kehilangan anggota keluarganya. Warga yang hilang Agus, 23, warga Jalan Bakti ABRI, Adnan, 33, penduduk Banjarsibaguri dan Zulham, 33, warga Banjarsibaguri.Kapolres Madina AKBP Ahmad Faizi Dalimunthe mengungkapkan, peristiwa ini dalam penyelidikan. (c14/a28)
Antara
PRESIDEN Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Muhammad Anis Matta (tengah) memberikan pidato politiknya kepada kader PKS di Medan dalam Konsolidasi Kader dan Temu Tokoh di Medan, Selasa (5/2). Konsolidasi PKS tersebut untuk mempertahankan solidaritas dan moralitas kader serta menyatukan dalam menghadapi agenda politik pilgub Sumut dan pemilu 2014 mendatang.
Lanjut ke hal A2 kol. 6
KPK Dan Kapolri Di Medan Mentan Segera Diperiksa Terkait Sapi Impor
10 Area Rawan Korupsi
MEDAN (Waspada): Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Abraham Samad, Kapolri Jenderal Pol Timur Pradopo dan Wakil Jaksa Agung Darmono berada di Medan, Selasa (5/2) membuka Pelatihan Bersama Peningkatan Kapasitas Penegak Hukum Dalam Penanganan Tindak Pidana Korupsi. Dalam kesempatan itu Ketua KPK Abraham Samad mengatakan akan segera memeriksa Menteri Pertanian (Mentan) Suswono terkait kasus suap impor sapi. Hal ini dikatakan Ketua KPK Abraham Samad pada sejumlah wartawan saat ditanya progres penanganan kasus tersebut. Lanjut ke hal A3 kol. 5
Chairuman Mandi Hujan Bersama Warga Galang Antara
KETUA KPK’ Abraham Samad (tengah) bersama Kapolri Jenderal Pol. Timur Pradopo (kanan) dan Wakil Jaksa Agung Darmono memberi keterangan kepada wartawan disela Pelatihan Bersama Peningkatan Kapasitas Penegak Hukum Dalam Penanganan Tipikor di Medan, Selasa (5/2).
Polresta Medan Tangkap Anak Mantan Bupati Palas MEDAN (Waspada): Sat Reserse Narkoba Polresta Medan menangkap anak mantan bupati Padang Lawas (Palas) diduga mengonsumsi narkoba di kediamannya di Jalan Karya Medan, Selasa (5/2). Tersangka R, 17, yang masih pelajar SMA kemudian diboyong ke Polresta Medan bersama barang bukti 1 paket sabu. Kasat Reserse Narkoba
Kompol Dony Alexander yang dikonfrimasi Waspada tadi malam membenarkan R anak mantan bupati Palas diamankan dari kediamannya siang tadi. “Tadi siang ditangkap dari kediamannya dengan barang bukti 1 paket sabu dan saat ini masih dalam pengembangan penyidik Sat Res Narkoba,” katanya. Informasi yang Waspada
Al Bayan
Said Amir Al-Jumahi Oleh Tgk. H. Ameer Hamzah Dia adalah pemimpin yang adil dan sederhana Tanpa ajudan dan pembantu rumahtagga Siang hari melayani rakyatnya Malam bersimpuh di hadapan Khaliqnya. Dia tak mampu menyaksikan kekejaman Karena mengenang kematian Khabib. (Syair:Abu Raudha) DALAM kitab Hilyatul Aulia diceritakan; Khalifah Umar bin Khattab telah mengangkat Said Amir al-Jumahi untuk menjadi gubernur di negeri Houmos. Setiap gubernur mendapat pantauan dari Umar. Apakah gubernurnya berlaku adil atau menganiaya rakyat? Kadang-kadang Umar mengirim utusan rahasia untuk memantau gerak gerik gubernurnya, kadang-kadang ia datang sendiri ke negeri itu.
Lanjut ke hal A8 kol. 1
peroleh di Polresta Medan, tersangka R ditangkap berdasarkan informasi dari warga yang kemudian ditindaklanjuti pihak kepolisian dengan melakukan penangkapan di kediamannya. Saat ditangkap, dari tersangka ditemukan barang bukti 1 paket sabu. Untuk pengembangan kasus ini, polisi memboyong tersangka ke Polresta Medan. (m39)
DELISERDANG (Waspada): Kandidat Gubernur Sumut Chairuman Harahap mandi hujan bersama warga Dusun III Desa Jaharun A, Kec. Galang, Deliserdang. Suasana hujan deras di daerah itu justru menambah kegembiraan pertemuan Chairuman dengan warga di sana. Lanjut ke hal A2 kol. 1
Antara
PRESIDEN Susilo Bambang Yudhoyono menerima pengusaha Indonesia-Arab Saudi di Jeddah (4/2).
SBY: Partai Demokrat Butuh Solusi Berumroh Untuk Doakan Rakyat Indonesia
Waspada/ist
SAAT melalui pematang sawah sambil berdiskusi dengan petani tiba-tiba hujan turun. Chairuman bersama warga berlarian di tengah hujan menuju sebuah gubuk.
JEDDAH (Antara): Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) mengatakan, partainya perlu mengetahui faktor-faktor apa yang menyebabkan dukungan terhadap partai menurun dan solusi untuk tepat untuk mengatasinya. “Yang dibutuhkan Partai Demokrat sekarang ini adalah solusi dan faktor-faktor yang menyebabkan merosot (dukungan). Solusi yang tidak berkaitan dengan itu (faktor pe-
nyebab) bukan solusi yang cespleng (tepat),” kata Yudhoyono kepada wartawan di Jeddah, Senin, sekitar pukul 20:00, menanggapi adanya permintaan agar ia turun langsung untuk menyelamatkan Partai Demokrat yang menurut sebuah survei mengalami penurunan dukungan. Ia mengatakan, tindakan dan tanggapan ia terhadap permintaan tersebut harus jernih, rasional dan tidak emosional. Ia mengakui bahwa
dalam 24 jam terakhir, mengalir dan muncul suara-suara dari kader Partai Demokrat di seluruh Indonesia yang mendesak dan menginginkan dia agar turun tangan. “Saya diminta menyelamatkan partai ini dan saya diminta mengambil alih dalam arti penyelamatan partai ini agar tidak terus merosot dan jatuh dalam pemilu yang akan datang,” katanya. Permintaan
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Tengku Erry Nuradi Dari Dekat:
Ada-ada Saja
Begitu Menang Satukan Semua Kelompok
Makan Buah Bisa Mati
“SETELAH kamu menang Erry, yang pertama harus kamu lakukan adalah menyatukan semua orang dan kelompok. Karena pemimpin adalah penyeimbang,” itulah nasehat Tengku Rizal Nurdin kepada Tengku Erry Nuradi setelah dinyatakan memenangkan Pilkada Kabupaten Serdangbedagai tahun 2005. Tengku Erry menuturkan, pada awalnya abang kandungnya itu tidak begitu antusias saat dia hendak mencalonkan diri maju ke gelanggang Pilkada Kab. Serdangbedagai. Lanjut ke hal A8 kol. 4
MAKAN buah-buahan sangat dianjurkan karena bisa bermanfaat bagi kesehatan kita. Namun bagi wanita ini, makan buah-buahan malah membuatnya sakit parah dan bisa berujung pada kematian.
Lanjut ke hal A2 kol. 2
Serampang Waspada/Ist
GUBSU HT Rizal Nurdin (Alm) ketika melantik Ir H Tengku Erry Nuradi, MSi sebagai bupati Serdangbedagai periode 2005-2010.
- Sumut bersih kan Pak...? - He...he...he...
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)
RABU, Legi, 6 Februari 2013/25 Rabiul Awal 1434 H z z No: 24126 * Tahun Ke-67
Terbit 24 Halaman (A1-12, B1-12) z z Harga Eceran: Rp 2.500,-
KPK Pastikan Segera Periksa Mentan RI Terkait Kasus Suap Impor Sapi
Gatot Resmikan Pembangunan RSUD Barus Berbiaya Rp17,8 M
MEDAN (Waspada): Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan segera memeriksa Menteri Pertanian (Mentan) Republik Indonesia Suswono terkait kasus suap impor sapi. Hal ini dikatakan Ketua KPK Abraham Samad pada sejumlah wartawan saat ditanya progres penanganan kasus tersebut. “Menteri Pertanian dalam waktu dekat akan dilakukan pemeriksaan dalam statusnya sebagai saksi,” kata Abraham saat membuka Pelatihan Bersama Peningkatan Kapasitas Penegak Hukum Dalam Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Hotel Grand Angkasa, Medan, Selasa (5/2). Abraham juga mengatakan, belum ada progres baru yang bisa disampaikan ke publik terkait kasus suap impor sapi. Namun, dia memastikan KPK tidak akan berhenti mendalami kasus ini. Dia menyatakan, masyarakat nantinya akan dapat melihat ada atau tidaknya pihak lain yang terlibat dalam kasus yang sudah membelit Luthfi Hasan Ishaaq, ketika itu menjabat Presiden PKS. “Silakan awasi kasus ini, amati kasus ini,” tandasnya. Kasus ini terkuak setelah KPK menangkap Ahmad Fathanah dan seorang mahasiswi di hotel bintang lima di Jakarta. Setelah mengembangkan kasusnya, KPK menangkap dan menahan Presiden PKS yang akhirnya mengundurkan diri, Luthfi Hasan Ishaaq, Ahmad Fathanah, dan dua orang dari PT Indoguna Utama, importir daging sapi. (m38)
MEDAN (Waspada): Plt Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho meresmikan pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah Barus, Kab Tapanuli Tengah, Selasa (5/2). Dana pembangunan tahap pertama yang berasal dari APBN 2013 dengan pembagian Rp8,8 miliar untuk pembangunan fisik dan Rp9 miliar untuk perlengkapan medis. “Kalau sudah berdiri tolong dijaga dan dimanfaatkan sebaik-baiknya. Semoga bermanfaat dan menjangkau layanan sehat yang optimal bagi masyarakat,” kata Gatot. Pembangunan RSUD Barus yang baru ini merupakan tahap pertama dari tiga tahap yang direncanakan. Pembangunan tahap pertama adalah membangun lobi utama dan komersial, ruang rawat jalan, laboratorium, radiologi dan unit gawat darurat. Gatot mengatakan, sektor kesehatan merupakan pembangunan prioritas secara nasional, termasuk di Sumut. Dia yakin di level kabupaten juga. Lokasi pembangunan RSUD Barus berada di tanah kosong seluas 2 hektar tepat di depan Pantai Kade Tiga di Desa Kade Gadang, Kab Tapteng. Seorang tokoh masyarakat PP Pasaribu menghibahkannya pada 2011 sebagai bentuk mendukung kesehatan di Barus. “Ada kebutuhan dasar untuk maju yaitu sandang, pangan, papan, pendidikan dan kesehatan. Dan saya sangat mengapresiasi,” kata Gatot. Mengingat Kab Tapteng memiliki program yang ingin memaksimalkan Pantai Barat, maka Gatot mengusulkan agar RSUD Barus menerapkan konsep “wisata kesehatan”. Maksudnya, lokasi RSUD itu dikelilingi gunung dan pantai, maka bisa diintegrasikannya untuk menunjang dan mendukung rencana Pemkab Tapteng tersebut. (m28)
Antara
KONSOLIDASI PKS. Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Muhammad Anis Matta (tengah) memberikan pidato politiknya kepada kader PKS di Medan dalam Konsolidasi Kader dan Temu Tokoh di Medan, Sumut, Selasa (5/2). Konsolidasi PKS tersebut untuk mempertahankan solidaritas dan moralitas kader serta menyatukan dalam menghadapi agenda politik pilgub Sumut dan pemilu 2014 mendatang.
SBY: Demokrat Butuh Solusi JEDDAH (Antara): Ketua Dewan Pembina Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY ) mengatakan, partainya perlu mengetahui faktorfaktor apa yang menyebabkan dukungan terhadap partai menurun dan solusi untuk tepat untuk mengatasinya.
Waspada/Surya Efendi
SOSIALISASI: Ketua KPK Abraham Samad (kanan), Wakil Jaksa Agung Darmono dan Kajatisu Noor Rachmad berbicara dalam sosialisasi pencegahan tindak pidana korupsi dalam pengelolaan anggaran pendapatan dan belanja daerah di Tiara Convention Hall Medan, Selasa (5/2).
Tengku Erry Nuradi Dari Dekat:
Begitu Menang Satukan Semua Kelompok “SETELAH kamu menang Erry, yang pertama harus kamu lakukan adalah menyatukan semua orang dan kelompok. Karena pemimpin adalah penyeimbang,” itulah nasehat Tengku Rizal Nurdin kepada Tengku Erry Nuradi setelah dinyatakan memenangkan Pilkada Kabupaten Serdangbedagai tahun 2005. Tengku Erry menuturkan, pada awalnya abang kandungnya itu tidak begitu antusias saat dia hendak mencalonkan diri maju ke gelanggang Pilkada Kabupaten Serdangbedagai. Lanjut ke hal A8 kol 4
Waspada/Ist
GUBSU HT Rizal Nurdin (Alm) ketika melantik Ir H Tengku Erry Nuradi, MSi sebagai bupati Serdangbedagai periode 2005-2010.
“Yang dibutuhkan Partai Demokrat sekarang ini adalah solusi dan faktor-faktor yang menyebabkan merosot (dukungan). Solusi yang tidak berkaitan dengan itu (faktor penyebab) bukan solusi yang `cespleng` (tepat),” kata Yudhoyono kepada wartawan di Jeddah, Senin, sekitar pukul 20:00 WIB, menanggapi adanya permintaan agar ia turun langsung untuk menyelamatkan Partai Demokrat yang me-
Said Amir Al-Jumahi Oleh: H. Ameer Hamzah Dia adalah pemimpin yang adil dan sederhana Tanpa ajudan dan pembantu rumahtagga Siang hari melayani rakyatnya Malam bersimpuh di hadapan Khaliqnya. Dia tak mampu menyaksikan kekejaman Karena mengenang kematian Khabib (Syair:Abu Raudha) DALAM kitab Hilyatul Aulia diceritakan; Khalifah Umar bin Khattab telah mengangkat Said Amir al-Jumahi untuk menjadi gubernur di negeri Houmos. Setiap gubernur mendapat pantauan dari Umar. Apakah gubernurnya berlaku adil atau menganiaya rakyat? Kadang-kadang Umar mengirim utusan rahasia untuk memantau gerak gerik gubernurnya, kadang-kadang ia datang sendiri ke negeri itu. Lanjut ke hal A8 kol 1
Lanjut ke hal A2 kol 1
6.903 Lembar e-KTP Di Lhokseumawe Salah Tanggal Lahir Polresta Medan Tangkap
Antara
TERIMA PENGUSAHA. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menerima pengusaha IndonesiaArab Saudi di Jeddah (04/02).
LHOKSEUMAWE (Waspada): Sebanyak 6.903 lembar e-KTP di Kota Lhokseumawe terjadi kesalahan pada pengetikan tanggal lahir. Ke 6.903 lembar e-KTP kini telah dikembalikan ke Dirjen Kependudukan dan Pencatatan Sipil untuk diperbaiki. Sambil menunggu perbaikan, masyarakat bersangkutan diperbolehkan menggunakan KTP lama untuk berbagai keperluan. Demikian T Maimun, M.Si, Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Lhokseumawe, Selasa (5/2) siang di kantor wali kota setempat. “Insya dalam satu bulan ke depan kesalahan pengetikan tanggal lahir sudah rampung diperbaiki, namun sambil menunggu e-KTP selesai, masyarakat dapat mempergunakan KTP lama untuk berbagai kebutuhan,” kata T. Maimun, MSi. Kata dia, sekarang ini pihaknya telah berhasil mencetak 90.000 lembar e-KTP dari kuota yang diberikan kepada Pemkot Lhokseumawe sebanyak 110.000 e-KTP. Bagi masyarakat yang belum melakukan pemotretan diharapkan untuk segera datang ke Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Lhokseumawe atau ke kantor kecamatan, Lanjut ke hal A2 kol 2
Kasus Prostitusi ABG Di Bireuen
Al Bayan
nurut sebuah survei mengalami penurunan dukungan. Ia mengatakan, tindakan dan tanggapan ia terhadap permintaan tersebut harus jernih, rasional dan tidak emosional. Ia mengakui bahwa dalam 24 jam terakhir, mengalir dan muncul suara-suara dari kader Partai Demokrat di seluruh Indonesia yang mendesak dan menginginkan dia agar turun
Polisi Kantongi Sejumlah Nama Konsumen
Zaini Lantik Massal 419 Pejabat Jajaran Pemerintah Aceh
BIREUEN (Waspada): Jajaran Polres Bireuen mengantongi sejumlah nama pria yang pernah ‘memakai’ ABG. “Namanama orang yang pernah menggunakan jasa anak ABG untuk melayani nafsunya juga sudah kami kantongi,” kata Kapolres Bireuen AKBP Yuri Karsono melalui Kasat Reskrim Iptu Benny Cahyadi, SH (foto) kepada Waspada, Selasa, (5/2). Menurutnya, nama-nama diperoleh pihaknya dari hasil keterangan para tersangka yang telah diamankan serta berdasarkan informasi yang diperoleh saat membongkar kasus yang sangat mencoreng nama kabupaten itu. “Mungkin untuk keperluan pengembangan kasus akan ada pihak yang pernah terlibat memakai jasa ABG dalam jaringan prostitusi ini kita panggil,” katanya. Ditanya apakah, ada kelompok lain yang melakukan hal yang sama seperti ini selama ini di wilayah hukumnya, Benny, mengatakan akan terus mengembangkan kasus itu hingga terungkap ke akar-akarnya, sehingga terkuat
BANDA ACEH (Waspada): Gubernur Aceh Zaini Abdullah melantik dan mengambil sumpah jabatan sebanyak 419 pejabat eselon II, III dan IV jajaran pemerintah Aceh, Selasa (5/2) sore di Anjong Monmata, Banda Aceh. Pelantikan pejabat itu sangat mendadak, karena pejabat yang akan dilantik ada yang terlambat hadir. Informasi yang diperoleh Waspada, pejabat yang akan dilantik dihubungi via telepon sekitar dua jam menjelang acara pelantikan. “Mungkin pelantikan ini terkesan mendadak. Namun sebenarnya tidaklah demikian, pelantikan ini sesungguhnya
Lanjut ke hal A2 kol 4
Lanjut ke hal A2 kol 1
Anak Mantan Bupati Palas Diduga Konsumsi Narkoba
MEDAN (Waspada): Sat Reserse Narkoba Polresta Medan menangkap anak mantan bupati Padang Lawas (Palas) diduga mengonsumsi narkoba di kediamannya di Jalan Karya Medan, Selasa (5/2). Tersangka R, 17, yang masih pelajar SMA kemudian diboyong ke Polresta Medan bersama barang bukti 1 paket sabu. Kasat Reserse Narkoba Kompol Dony Alexander yang dikonfrimasi Waspada tadi malam membenarkan R anak mantan bupati Palas diaman-
kan dari kediamannya siang tadi. “Tadi siang ditangkap dari kediamannya dengan barang bukti 1 paket sabu dan saat ini masih dalam pengembangan penyidik Sat Res Narkoba,” katanya. Informasi yang Waspada peroleh di Polresta Medan, tersangka R ditangkap berdasarkan informasi dari warga yang kemudian ditindaklanjuti pihak kepolisian dengan melakukan penangkapan di kediamannya.
Saat ditangkap, dari tersangka ditemukan barang bukti 1 paket sabu. Untuk pengembangan kasus ini, polisi memboyong tersangka ke Polresta Medan. Sedangkan orangtua tersangka yang mantan Bupati Padang Lawas, BS kemarin ditangkap Polda Sumut ketika dirawat di salah satu rumah sakit di Jakarta. BS diamankan di Rumah Sakit Tiong, Jalan Kramat Raya, Lanjut ke hal A2 kol 6
Ada-ada Saja
Makan Buah Bisa Mati
MAKAN buah-buahan sangat dianjurkan karena bisa bermanfaat bagi kesehatan kita. Namun bagi wanita ini, makan buah-buahan malah membuatnya sakit parah dan bisa berujung pada kematian. Charlotte Jefferson, 25,
Lanjut ke hal A2 kol 5
Serampang - Selesai lampu merah kan lampu hijau - He.... he....he....
Berita Utama
A2
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Amri Lepas Kerinduan Bersama Teman GusMan Top, Amri-RE Runner Up Perjuangan Orangtuanya Di Labuhanbatu
SBY: Demokrat ....
“Saya diminta menyelamatkan partai ini dan saya diminta mengambil alih dalam arti penyelamatan partai ini agar tidak terus merosot dan jatuh dalam pemilu yang akan datang,” katanya. Permintaan itu, katanya, tidak hanya melihat dia sebagai Dewan Pembina Partai tapi juga sebagai penggagas dan pendiri partai. Ia mengatakan, setelah jumpa pers, akan melakukan umroh dan melanjutkan kunjungan ke Madinah guna melak u k a n z i a ra h k e m a k a m Rasulullah. “Saya akan memohon petunjuk Allah agar saya dituntun mengambil keputusan yang baik. Menyelamatkan Partai Demokrat tentu solusi yang akan saya pilih. Nanti tentu benar-benar rasio-nal. Semua itu bisa terlaksana setelah mendapat ridho dari Allah,” katanya. “Jika semua sudah selesai ibadah, saya akan berikan pernyataan. Saya akan lihat nanti yang paling baik seperti apa,” kata Yudhoyono lagi. Ia mengatakan banyak ujian yang harus dihadapi oleh partai politik. Menanggapi hasil survei, Yudhoyono mengatakan yang menjadi perhatian masyarakat luas adalah anjloknya dukungan untuk Partai Demokrat. Pada Pemilu 2009 Partai Demokrat mendapat suara 21 persen, namun saat ini menurut hasil sebuah lembaga survei dukungan turun drastis menjadi hanya delapan persen. “Terus terang saya juga dapat penjelasan hasil survei lembaga survei yang lain, yang menunjukkan angka yang kurang lebih sama,” katanya.
Zaini Lantik ....
sudah dipersiapkan beberapa hari lalu,” ungkap Gubernur Zaini Abdullah dalam sambutan tertulisnya pada pelantikan itu. Di antara 419 pejabat yang dilantik gubernur itu, hanya lima orang yang menduduki jabatan eselon IIb. Selebihnya pejabat eselon III dan IV yang
Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport. Jawaban Problem Catur: 1. Ke6+, Rg8. 2. Rg6, Bd8. 3. Bg7+, Rh8. 4. KxB, c5. 5. Kf7+mat [Jika 1. ...., Re8. 2. Rf6, Bd7 (mengantisipasi Be7+mat). 3. Bb8+, Bd8. 4. BxB+mat) Jawaban TTS: TTS Topik
Kesehatan
Menurut Yudhoyono, kader mengatakan kondisi ini sedang dalam keadaan lampu merah. Ia mengatakan sejak 2008, hasil survei saat ini adalah yang paling rendah untuk Partai Demokrat. “Tentu saja, sebagaimana berita yang saya terima dari Tanah Air, ini memberikan keprihatinan dan kecemasan yang mendalam bagi jajaran kader partai di seluruh Tanah Air,” katanya. Yudhoyono mengatakan, sejumlah kader partai mempertanyakan atau gusar dengan proses hukum terhadap kader Partai Demokrat, terutama yang ditangani KPK. “Meskipun semua tahu bukan hanya oknum Partai Demokrat yang berperkara hukum dan ditangani oleh KPK,” katanya. Namun SBY menyatakan, masih percaya kepada KPK. “Saya masih yakin KPK akan menjalankan tugasnya secara profesional adil dan tidak ada niat buruk apapun. Saya juga yakin pastilah KPK yang menjadi andalan kita semua dalam penegakan hukum dan pemberantasan korupsi juga tidak tebang pilih,” katanya. Namun pada kesempatan itu Yudhoyono juga mengata-kan, “Saya memohon kepada KPK untuk, ya bisa segera konklusif dan tuntas. Apa yang dilakukan oleh sejumlah kader Demokrat itu, kalau salah ya kita terima memang salah. Kalau tidak salah maka kami juga ingin tahu kalau itu tidak salah. Termasuk Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbanigrum, yang juga diperiksa dan dicitrakan publik secara luas di Tanah Air sebagai bersalah atau terlibat dalam korupsi”. menduduki jabatan terutama pada dinas dan biro Setda Aceh yang sudah dimekarkan. Untuk pejabat eselon IIb yang dilantik masing-masing dr Warqah Helmi sebagai Wakil Direktur Administrasi dan Umum, dr Dahril, Sp.U sebagaiWadir Penunjang dan dr Fahrul Jamal, Sp.An sebagai Wadir Pelayanan pada BLUD RSUD dr Zainoel Abidin Banda Aceh. Berikutnya pejabat eselon IIb yang dilantik, Saifuddin, SE. MM sebagai Kepala Sekretariat Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Aceh dan dr Armen Rahim, M.Kes sebagai Direktur Rumah Sakit Jiwa (RSJ) Banda Aceh. Dalam mutasi massal itu juga dilantik pejabat eselon III Iskandar AB, SE. Ak sebagai Sekretaris Inspektorat Aceh, Ir Kamaluddin sebagai Sek-retaris Dinas Kelautan dan Pe-rikanan Aceh dan Drs Muham-mad Hasan, M. Kes sebagai Sekretaris Dinas Kesehatan Aceh. Selanjutnya, Mutiin, SIp sebagai Sekretaris Disperindag Aceh, Drs Azhari sebagai Sekretaris Dinas Koperasi dan UKM, serta Hj Ainal Mardhian, S. Sos sebagai Sekretaris Dinas Registrasi Kependudukan Aceh. (b06)
6.903 Lembar ....
Jawaban Sudoku:
8 5 6 4 2 9 7 3 1
7 2 9 5 1 3 6 8 4
3 1 4 8 7 6 9 2 5
5 7 2 6 4 1 3 9 8
6 8 3 2 9 5 4 1 7
4 9 1 3 8 7 2 5 6
9 4 8 1 6 2 5 7 3
2 6 5 7 3 8 1 4 9
1 3 7 9 5 4 8 6 2
karena setelah 31 Oktober 2013 proses cetak e-KTP akan diserahterimakan ke daerah masing-masing. Dikhawatirkan, pada waktu itu akan dilakukan pungutan biaya yang diprediksi cukup mahal, begitupun sampai kini belum ada ketentuan berapa biaya yang akan diambil pada setiap warga yang akan membuat KTP. “Kami sarankan bagi warga yang belum membuat e-KTP untuk segera membuat sebelum ada pungutan biaya, kalau sekarang semuanya gratis,” pinta T Maimun. 6.000 e-KTP Abdya Salah Cetak Sebanyak 6.000 lembar Kartu Tanda Penduduk (KTP) elektronik atau e-KTP warga Aceh Barat Daya akan dikembalikan ke pusat, pasalnya identitas warga model terbaru
RANTAUPRAPAT (Waspada): Mengenang sejarah perjuangan yang dilakukan orang tuanya Almarhum H Djamaluddin Tambunan di wilayah Kabupaten Labuhanbtu sejak mulai menjabat bpati mliter hingga bpati pertama daerah itu setelah penyerahan kedaulatan, Cagubsu Drs Haji Amri Tambunan bertepatan dengan tanggal kelahiran orang tuanya (4 Februari-red), berkunjung ke Tgu Jang 45 Lobu Sona Rantauprapat dan bertemu dengan para pejuang, janda pejuang serta keluarga besar DHC 45, Senin (4/2). Suasana haru serta isak tangis mewarnai pertemuan dengan rekan-rekan seperjuangan Alm H Djamaluddin Tambunan, hingga membuat Cagubsu Drs Haji Amri Tambunan yang datang bersama adik-adiknya seperti H Ashari Tambunan, Syahrial Tambunan, Ny Hj Tapisari Tambunan serta putra sulungnya dr Asriluddin Tambunan tampak tak kuasa menahan rasa harunya sehingga meneteskan air mata ketika mendengarkan sejarah bagaimana kegigihan dilakukan Almarhum orang tua mereka (Alm H Djamaluddin Tambunan) dalam memimpin perlawanan menghadapi penjajah. Ketua LVRI Labuhan Batu GJ Siahaan,87,dalam pertemuan itu dengan penuh semangat menceritakan bagaimana mereka bersama rekanrekan juangnya dan Alm Djamaluddin Tambunan berjuang menghadapi penjajah. Karenanya sebagai pejuang kami berharap agar kita dan generasi muda bangsa ini tidak lupa dengan sejarah. Kehadiran putra sulung Alm H Djamaluddin Tambunan-Almh Hj Nurbanun Siregar yang kini tampil sebagai salah satu kandidat Cagubsu diyakini mampu memimpin
Waspada/HM Husni Siregar
KETUA LVRI Labuhan Batu GJ Siahaan didampingi Cagubsu Drs Haji Amri Tambunan saat menyampaikan sejarah perjuangan Alm H Djamaluddin Tambunan, di Tugu Juang Lobusona Rantauprapat, Senin (4/2). Sumut dan menjadikan Sumut Almarhum ayahanda tercinke depan lebih baik. Apalagi, ta.Sehingga saya bersama Drs Haji Amri Tambunan yang adik-adik dan keluarga besar kini menjabat Bupati Deliser- Alm H DJamaluddin Tamdang dua periode (2004-2009 bunan-Almh Hj Nurbanun dan 2009-2014) pola kepe- Siregar bernapak tilas ke mimpinannya telah teruji dan daerah perjuangan mereka. Pada kesempatan itu, Drs memiliki pengalaman di Haji Amri Tambunan yang bidang pemerintahan. Karenanya sebagai pe- tampil sebagai kandidat Cajuang kami sangat mendu- gubsu berpasangan dengan Dr kung agar putra pejuang yang RE Nainggolan MM yang akan diyakini mampu mewariskan bertarung pada Pilgubsu 7 nilai-nilai perjuangan ini Maret 2013, memohon doa dengan mengisi pembangu- restu kepada para pejuang, nan sebagaimana cita-cita janda pejuang dan keluarga perjuangan itu, menjadi pe- DHC 45, LVRI, putra-putri pemimpin di Sumut 5 tahun ke juang di Labuhanbatu untuk depan, tegas Siahaan penuh melangkah maju melanjutkan cita-cita pejuang membangun semangat. Pada kesempatan itu Ca- Sumut agar lebih baik ke gubsu Drs Haji Amri Tambu- depan. Mengakhiri pertemuan nan tak kuasa menahan de- yang berlangsung penuh raian air matanya saat me- keakraban dan kekeluargaan nyampaikan rasa hormat dan itu, Cagubsu Drs Haji Amri terima kasihnya kepada para Tambunan terlihat memeluk pejuang yang telah menghan- dan mencium satu per satu tarkan republik ini menjadi para pejuang layaknya seorang satu Negara kesatuan yang anak melepas rindu terhadap orang tuanya. berdaulat. Sebelum meninggalkan Amri Tambunan mengaku bahwa kehadiran di tugu juang lokasi tugu juang yang meruLobu Sona ini pada dasarnya pakan markas perjuangan Alm bukan hanya karena saat ini ayahandanya, Cagubsu bernodirinya tampil sebagai salah mor urut 4 itu mengumans a t u k a n d i d a t Ca g u b s u . dangkan sebuah lagu berjuNamun bertepatan 4 Februari dul “Cinta dan Permata”. (a06) merupakan tanggal kelahiran
Chairuman Mandi Hujan Bersama Warga Galang DELISERDANG (Waspada): Kandidat Gubernur Sumut, Chairuman Harahap mandi hujan bersama warga Dusun III Desa Jaharun A Kecamatan Galang Deliserdang. Suasana hujan deras di daerah itu justru menambah kegembiraan pertemuan Chairuman dengan warga di sana. Dari tengah pematang, Chairuman dan warga berlarian bersama-sama. Hujan itu justru menerbitkan senyum gembira warga yang berbaur dengan Chairuman dan rombongan. Suasana di tengah guyuran hujan malah menimbulkan kesan lebih mendalam bagi warga. Sebenarnya tanda-tanda akan hujan sudah terlihat sejak awal. Namun hal ini tidak menjadi penghalang bagi Chairuman Dan rombongan untuk bertemu dengan warga Galang. Chairuman meniti pertapakan dari pematang sawah milik masyarakat untuk menuju irigasi yang melintasi sungai titi jati tersebut. Chairuman bersama istri Ratna Sari Lubis dan warga desa terlihat akrab sambil bersenda gurau, sehingga terasa lebih dekat. Saat diskusi di tengah pematang sawah mengenai persoalan irigasi itu, mendadak hujan turun bak air tercurah. Cagubsu nomor urut 3 beserta istri dan rombongan lainnya berlarian untuk berteduh di salah satu gubuk yang tak jauh dari irigasi. Suasana keakraban pun tercipta dari kondisi itu. Masyarakat yang sejak awal memenuhi lokasi acara terkesan bahwa ada seorang pejabat legislatif yang mau berbasah-basah di tengah hujan yang deras bersama warga. Pada kesempatan yang sama mantan Kajati Sumut periode 2001-2003 ini mengitu diketahui salah cetak. Kadis Kependudukan dan Catatan Sipil Abdya Fakhruddin, Selasa (5/2) mengatakan, salah cetak yang dimaksud pada e-KTP itu di antaranya kesalahan pada penulisan nomor induk dan tanggal lahir warga yang tidak sesuai, e-KTP tersebut segera dikembalikan ke pusat guna diperbaiki ataupun di print ulang setelah kesalahan penulisan diubah sebagaimana mestinya. “Dalam 2 hari ini kita akan berangkat ke Jakarta untuk mengembalikan e-KTP yang salah,” kata Fakhruddin Menurut Fakhruddin, jumlah e-KTP yang salah sebanyak 6 ribu lembar lebih bukanlah jumlah sedikit, di mana biaya cetak per lembar mencapai Rp50 ribu, jika dikalikan dengan 6 ribu lembar, maka dana yang harus dikeluarkan lagi mencapai
MEDAN ( Waspada): Di saat-saat selisih persentase di bursa SCWA (Siapa CagubsuWagubsu Anda) tidak sampai lima persen, para pendukung kandidat kelihatannya semakin berhati-hati dalam mel a kuka n a ks i pengiriman kupon. Hi t u n g a n p e rsentase hari ini GusMan masih paling top sementara Amri-RE sebagai runner up. Sedangkan dari kubu pendukung GanTeng suasana masih senyap dan mereka perlu merapatkan barisan untuk dapat merebut kembali posisi puncak bursa. Posisi bursa SCWA hari ini masih sama
dengan yang kemarin, selengkapnya sbb:, GusMan 35%, Amri-RE 34%, GanTeng 31%, CH-Fadly 0%, ESJA 0%. Ha r i a n Wa s pada mengedarkan kupon SCWA dalam rangka untuk mencari tahu siapa pilihan pembaca pada Pilgubsu 7 Maret 2013 mendatang. Pendukung Cagubsu-Wagubsu yang ingin berpartisipasi lewat bursa SCWA dapat mengisi kupon yang tersedia di halaman Pentas Pilkada sesuai petunjuk yang ada. Panitia hanya menghitung fisik kupon yang dikirim dan membuat persentasenya. (tim)
Effendi Simbolon: Pemprov Belum Serius Tangani Sengketa Tanah MEDAN (Waspada): Effendi MS Simbolon Calon Gubernur Sumatera Utara di Medan, Senin (4/2) mengatakan, Permasalahan sengketa pertanahan di Sumatera Utara, bagaikan ‘barang antik’ yang susah untuk dituntaskan. Banyaknya keluhan masyarakat lebih dominan terhadap perampasan lahan secara sepihak oleh PTPN dan perkebunan swasta. Kata dia, pemerintah Sumut juga belum mampu menyelesaikan sengketa ini. Akibatnya konflik tercipta antara pihak pengusaha dan masyarakat, yang dicampur dengan masuknya para penguasa dengan menggunakan kekuatan baik secara fisik maupun permainan politik tingkat atas. “Kalau hal ini tidak segera dituntaskan, maka konflik pertanahan di Sumut, tidak akan pernah berakhir. Akibatnya, akan banyak korban jiwa yang secara otomatis berdampak buruk bagi kekondusifan keamanan di daerah,” ungkapnya. Menurut Effendi yang juga Wakil Ketua Komisi VII DPR RI tersebut, pihak pemerintah Sumatera Utara dan Badan Pertanahan Nasional (BPN), tidak mempunyai keseriusan dalam penuntasan kasus dimaksud. Faktanya dari 2.833 kasus sengketa tanah di Sumut, belum ada satupun
yang bisa diselesaikan. “Pemerintah Provinsi Sumatera Utara saat ini, dinilai belum memiliki good will and political will dalam menyelesaikan sengketa tanah di daerah tersebut,” ujarnya. Effendi Simbolon (foto) melihat kasus Bima atau Mesuji, merupakan contoh yang sangat nyata dalam konflik masalah pertanahan. Beliau khawatir hal itu akan terjadi di Sumatera Utara, apabila pihak Pemprovsu enggan dalam penyelesaian. Selain permasalahan buruh, petani dan nelayan, merupakan prioritas utamanya guna membangkitkan kehidupan masyarakat dari sektor dimaksud. Sebagai calon Gubernur Sumatera Utara, Effendi, memberikan garansi penuh, akan adanya penyelesaian sengketa pertanahan di Sumatera Utara. “Ini garansi kepada masya-
rakat,” sebutnya. Bom Waktu Sebelumnya, anggota Komisi A DPRD Sumut Syamsul Hilal, menegaskan, banyaknya aksi demo yang dilakukan masyarakat menyangkut permasalahan sengekta lahan, lebih membuktikan kenyataan, bahwa kasus tersebut, bagaikan ‘bom waktu’ yang dapat meledak sewaktu-waktu. Dan munculnya konflik lantaran adanya tumpang tindih soal aturan dan Undang-undang terkait sengketa tanah. “Kalau persoalan dengan PTPN, ngapain sampai ke Meneg BUMN. Gubernur punya wewenang untuk menyelesaikan itu,” tegasnya. Pernyataan yang sama sebelumnya juga dikatakan politisi Fraksi PDI Perjuangan Alamsyah Hamdani. Beliau menilai, Pemprovsu dan Badan Pertanahan Nasional (BPN) serta berbagai pemerintah daerah di Sumut, dinilai tidak serius menuntaskan masalah pertanahan yang terjadi antara perusahaan perekebunan dengan masyarakat. Buktinya, dari 2000 lebih kasus tanah di Sumut sebagaimana yang di-ungkapkan oleh Kapoldasu, belum ada yang terselesaikan, termasuk masalah tanah HGU PTPN yang sampai saat ini masih saja berkutat dalam tahap pemetaan. (rel/m09)
Dihadiri Gus, IPSM Bhakti Sosial Waspada/ist
SAAT melalui pematang sawah sambil berdiskusi dengan petani tiba-tiba hujan turun. Chairuman bersama warga berlarian di tengah hujan menuju sebuah gubuk. Salah satu petani yang merasa haru dan tidak percaya bahwa ada seorang besar yang mencalonkan diri sebagai gubernur, mau berbasah-basah di tengah hujan yang deras. utarakan, bahwa terabainya pemeliharaan terhadap pintu irigasi menjadi permasalahan petani di sana. “Kita lihat tadi bagaimana sawah-sawah itu bekas kena banjir, sehingga ikut pengaruhi pertumbuhannya, tak banyak dia punya anakan, hanya beberapa puluh saja, akibatnya rugi petani,” sebut Chairuman. Chairuman meminta adanya perhatian sejumlah pihak terutama
Polisi Kantongi ....
semuanya praktik yang juga bisa dikatakan termasuk perdagangan (trafficking) anak di bawah umur, karena yang dipasarkan anak-anak di bawah umur untuk keperluan seks komersial pihak yang memerlukannya. Sebagaimana diberitakan, sebelumnya, jajaran Polres Bireuen, membongkar jaringan prostitusi ABG di wilayah hukumnya yang selama ini dijalankan sangat rapi. Enam tersangka diringkus di tempat dan pada waktu terpisah. (cb02) Rp300 juta. “Namun kesalahan tersebut termasuk biaya cetak ulang akan menjadi tanggung jawab pemerintah pusat,” ujarnya. Sementara untuk pembagian e-KTP yang telah jadi lanjutnya ditaksir sekitar 75 persen dari jumlah penduduk wajib KTP di daerah Abdya sudah mengantongi identitas model terbaru, sedang perekaman data untuk membuat e-KTP diperkirakan sudah mencapai 90 persen. Fakhruddin juga mengungkapkan saat ini di Disdukcapil Abdya blanko Kartu Keluarga (KK) sedang kosong, akibatnya warga yang ingin membuat KK jadi terkendala, namun pihaknya mengaku kekosongan tersebut akan segera teratasi karena blanko KK sudah dipesan ke pusat dan sedang dalam pengiriman. (b18/b08)
pemeliharaan irigasi yang banyak terbengkalai. Sementara, perwakilan masyarakat petani Sulisman memaparkan, kondisi pertanian yang kurang mendukung khususnya persawahan akibat irigasi yang jelekk. Hal tersebut mengakibatkan sawah kerap mengalami banjir. “Kita berharap pada pak Chairuman, bila jadi Gubsu nanti supaya membantu petani, agar ada perubahan kehidupan petani di sini,” sambut Sulisman. (m07/rel)
Ada-ada Saja ....
telah berkali kali masuk rumah sakit. Kebanyak ia mengalami sakit setelah sehabis makan. Wanita asal Inggris ini akan muntah darah jika makan buah pir atau tomat, dan tenggorokannya akan mengalami pembengkakan besar hingga membuatnya susah bernafas jika ia makan makanan pedas. Dokter yang merawatnya mengatakan ibu satu anak ini mengidap ‘salicylate tolerance’, sebuah panyakit kelainan langka yang melarang pengidapnya mengkonsumsi timun, brokoli, produk olahan susu, selai, buah dan minuman bersoda. Selain itu, kerang, daging kalengan, kue, miyak sayur, kecap, ramuan herbal, makanan pedas, biskuit, manisan, dan segala jenis buah juga berbahaya bagi pengidap penyakit ini, kecuali pisang. “Saya sudah sering di rawat di rumah sakit. Saya khawatir jika makan buah dan makan makanan pedas lagi saya bisa mati,” ujar Charlotte seperti dilansir Mirror, Selasa (5/2). Penyakit kelainan ini tentunya membuat ibu beranak satu ini merasa sangat stres karena sangat banyak jenis makanan yang menjadi pantangan baginya. “Saya mengalami depresi karena tidak bisa hidup secara normal,” tambahnya. (mirror/rzl)
MEDAN (Waspada): Dalam rangka menyambut Hari Raya Imlek 2564, Ikatan Pekerja Sosial Masyarakat (IPSM) Sumatera Utara meng-gelar bhakti sosial di Jalan Duyung, Kecamatan Medan Area, Medan, kemarin. Bhakti sosial tersebut ditujukan kepada etnis Tionghoa. Bhakti sosial bekerjasama dengan Bank Mestika dan perusahaan Sarang Tawon tersebut dihadiri Penasihat IPSM Sumut, Gus Irawan Pasaribu,
Polresta Medan ....
Jakarta Pusat karena menderita penyakit hipertensi. Rencananya dia akan segera dibawa ke Medan, untuk seterusnya menjalani proses hukum di Polda Sumut. BS diperiksa terkait dugaan korupsi anggaran proyek multi years yang bersumber dari Dana Alokasi Khusus dan Dana Alokasi Umum (DAK/ DAU) Padang Lawas Tahun Anggaran 2009. (m39)
dengan memberikan pengobatan gratis dan bagi-bagi 500 paket sembako. Juga hadir 5 dokter spesialis terdiri dari 3 dokter gigi dan 3 dokter umum. Ketua Panitia Erliyanto Harahap, menegaskan, gelaran tersebut tidak ada kaitannya dengan unsur politik. “Acara ini tidak ada kaitannya dengan politik. Kehadiran Gus Irawan Pasaribu yang menjadi salah satu kandidat calon Gubernur Sumatera Utara hanya sebagai Dewan Penasihat IPSM,” tegas Erliyanto. Menurutnya, pemilihan Gus Irawan sebagai Dewan Penasihat karena figur Gus yang sangat perhatian terhadap permasalahan yang ada di tengahtengah masyarakat luas, seperti kemiskinan dan kesehatan. “Penyebaran virus penyakit tidak dapat dipisahkan dari warga kurang mampu atau miskin, karena seringkali kita temui warga kurang mampu ini menderita penyakit yang cukup
kronis dikarenakan tiadanya biaya pengobatan. Dan Gus selalu meluangkan waktu untuk mengurusi hal tersebut. Atas dasar itu pula, jauh-jauh hari Gus dijadikan sebagai Penasihat IPSM,” jelas Erliyanto. Erliyanto mengungkapkan, pelaksanaan bhakti sosial ini sebagai bentuk perhatian dan rasa berbagi antar sesama, khususnya bagi warga Tionghoa yang kurang beruntung yang akan merayakan Hari Raya Imlek 2564. Dewan Penasihat IPSM Sumatera Utara Gus Irawan Pasaribu mengatakan, pembenahan bidang kesehatan harusnya menjadi salahsatu prioritas utama pemerintah. “Keberpihakan pemangku kepentingan kepada masyarakat khususnya di daerah terus menjadi keluhan, sehingga pemangku kepentingan ini harus bisa mencarikan solusi secepatnya,” kata mantan Dirut Bank Sumut 3 periode ini. (m06)
Berita Utama
A2
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Effendi: Pemprov Belum Serius Tangani Sengketa Tanah
Waspada/HM Husni Siregar
KETUA LVRI Labuhan Batu GJ Siahaan didampingi Cagubsu Drs Haji Amri Tambunan saat menyampaikan sejarah perjuangan Alm H Djamaluddin Tambunan, di Tugu Juang Lobusona Rantauprapat, Senin (4/2).
Amri Lepas Kerinduan Bersama Teman Perjuangan Orangtuanya
Gatot Resmikan Pembangunan RSUD Barus Berbiaya Rp17,8 M MEDAN (Waspada): Plt Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho meresmikan pembangunan Rumah Sakit Umum Daerah Barus, Kab Tapanuli Tengah, Selasa (5/2). Dana pembangunan tahap pertama yang berasal dari APBN 2013 dengan pembagian Rp8,8 miliar untuk pembangunan fisik dan Rp9 miliar untuk perlengkapan medis. “Kalau sudah berdiri tolong dijaga dan dimanfaatkan sebaik-baiknya. Semoga bermanfaat dan menjangkau layanan sehat yang optimal bagi masyarakat,” kata Gatot. Pembangunan RSUD Barus yang baru ini merupakan tahap pertama dari tiga tahap yang direncanakan. Pembangunan tahap pertama adalah membangun lobi utama dan komersial, ruang rawat jalan, laboratorium, radiologi dan unit gawat darurat. Gatot mengatakan, sektor kesehatan merupakan pembangunan prioritas secara nasional, termasuk di Sumut. Dia yakin di level kabupaten juga. Lokasi pembangunan RSUD Barus berada di tanah kosong seluas 2 hektar tepat di depan Pantai Kade Tiga di Desa Kade Gadang, Kab Tapteng. Seorang tokoh masyarakat PP Pasaribu menghibahkannya pada 2011 sebagai bentuk mendukung kesehatan di Barus. “Ada kebutuhan dasar untuk maju yaitu sandang, pangan, papan, pendidikan dan kesehatan. Dan saya sangat mengapresiasi,” kata Gatot. Mengingat Kab Tapteng memiliki program yang ingin memaksimalkan Pantai Barat, maka Gatot mengusulkan agar RSUD Barus menerapkan konsep “wisata kesehatan”. Maksudnya, lokasi RSUD itu dikelilingi gunung dan pantai, maka bisa diintegrasikannya untuk menunjang dan mendukung rencana Pemkab Tapteng tersebut. “Saya meminta agar RSUD yang akan didirikan agar dirawat, dikelola dengan manajemen yang diintegrasikan dengan nilai wisata. Maka hal tersebut dapat melahirkan multiplayer effect di Barus,” papar Gatot. (m28)
Chairuman Mandi Hujan ... Dari tengah pematang, Chairuman dan warga berlarian bersama-sama. Hujan itu justru menerbitkan senyum gembira warga yang berbaur dengan Chairuman dan rombongan. Suasana di tengah guyuran hujan malah menimbulkan kesan lebih mendalam bagi warga. Sebenarnya tanda-tanda akan hujan sudah terlihat sejak awal. Namun hal ini tidak menjadi penghalang bagi Chairuman Dan rombongan untuk bertemu dengan warga Galang. Chairuman meniti pertapakan dari pematang sawah milik masyarakat untuk menuju irigasi yang melintasi sungai titi jati tersebut. Chairuman bersama istri Ratna Sari Lubis dan warga desa terlihat akrab sambil bersenda gurau, sehingga terasa lebih dekat. Saat diskusi di tengah pematang sawah mengenai persoalan irigasi itu, mendadak hujan turun bak air tercurah. Cagubsu nomor urut 3 beserta istri dan rombongan lainnya berlarian untuk berteduh di salah satu gubuk yang tak jauh dari irigasi. Suasana keakraban pun tercipta dari kondisi itu. Masyarakat yang sejak awal memenuhi lokasi acara terkesan bahwa ada seorang pejabat legislatif yang mau berbasah-baJawaban Problem Catur, sah di tengah hujan yang deras bersama warga. Pada kesemTTS Dan Sudoku patan yang sama mantan Kajati Sumut periode 2001-2003 ini Dari Halaman Sport. mengutarakan, bahwa terabainya pemeliharaan terhadap pintu irigasi menjadi permasalaJawaban Problem Catur: han petani di sana. “Kita lihat tadi bagaimana 1. Ke6+, Rg8. sawah-sawahitubekaskenabanjir, sehingga ikut pengaruhi pertum2. Rg6, Bd8. buhannya, tak banyak dia punya anakan, hanya bebe-apa puluh 3. Bg7+, Rh8. saja, akibatnya rugi petani,” sebut 4. KxB, c5. Chairuman. Chairuman meminta adanya perhatian sejumlah pi5. Kf7+mat [Jika hak terutama pemeliharaan irigasi yang banyak terbengkalai. 1. ...., Re8. Sementara, perwakilan masyarakat petani Sulisman mema2. Rf6, Bd7 parkan, kondisi pertanian yang (mengantisipasi kurang mendukung khususnya persawahan akibat irigasi yang Be7+mat). jelek. Hal tersebut mengakibatkansawahkerapmengalamiban3. Bb8+, Bd8. jir.“Kita berharap pada pak Chairuman,bilajadiGubsunantisupa4. BxB+mat) ya membantu petani, agar ada perubahan kehidupan petani di sini,”sambut Sulisman. (m07/rel) Jawaban TTS: TTS Topik
Kesehatan
Jawaban Sudoku:
8 5 6 4 2 9 7 3 1
7 2 9 5 1 3 6 8 4
3 1 4 8 7 6 9 2 5
5 7 2 6 4 1 3 9 8
6 8 3 2 9 5 4 1 7
4 9 1 3 8 7 2 5 6
9 4 8 1 6 2 5 7 3
2 6 5 7 3 8 1 4 9
1 3 7 9 5 4 8 6 2
Ada-ada Saja ... Charlotte Jefferson, 25, telah berkali kali masuk rumah sakit. Kebanyak ia mengalami sakit setelah sehabis makan.Wanita asal Inggris ini akan muntah darah jika makan buah pir atau tomat, dan tenggorokannya akan mengalami pembengkakan besar hingga membuatnya susah bernafas jika ia makan makanan pedas. Dokter yang merawatnya mengatakan ibu satu anak ini mengidap ‘salicylate tolerance’, sebuah panyakit kelainan langka yang melarang pengidapnya mengkonsumsi timun, brokoli, produk olahan susu, selai, buah dan minuman bersoda. Selain itu, kerang, daging kalengan, kue, miyak sayur, kecap, ramuan herbal, makanan pedas, biskuit, manisan, dan segala jenis buah juga berbahaya bagi pengidap penyakit ini, kecuali pisang. “Saya sudah sering di rawat di rumah sakit. Saya khawatir jika makan buah dan makan makanan pedas lagi saya bisa mati,” ujar Charlotte seperti dilansir Mirror, Selasa (5/2). Penyakit kelainan ini tentunya membuat ibu beranak satu ini merasa sangat stres karena sangat banyak jenis makanan yang menjadi pantangan baginya. “Saya mengalami depresi karena tidak bisa hidup secara normal,” tambahnya. (mirror/rzl)
RANTAUPRAPAT (Waspada): Mengenang sejarah perjuangan yang dilakukan orang tuanya almarhum H Djamaluddin Tambunan di wilayah Kabupaten Labuhanbtusejakmulaimenjabat bupatimliterhinggabpatipertama daerah itu setelah penyerahan kedaulatan, Cagubsu Drs Haji Amri Tambunan bertepatan dengantanggal kelahiranorangtuanya (4 Februari-red), berkunjung keTuguJuang45LobuSonaRantauprapat dan bertemu dengan para pejuang,jandapejuangsertakeluarga besar DHC 45, Senin (4/2). Suasana haru serta isak tangis mewarnai pertemuan dengan rekan-rekan seperjuangan Alm H DjamaluddinTambunan, hingga membuat Cagubsu Drs Haji AmriTambunan yang datang bersama adik-adiknya seperti H Ashari Tambunan, SyahrialTambunan, Ny Hj Tapisari Tambunan serta putra sulungnya dr Asriluddin Tambunantampaktakkuasamenahanrasaharunyasehinggameneteskan air mata ketika mendengarkan sejarah bagaimana kegigihandilakukanAlmarhumorang tua mereka (Alm H Djamaluddin Tambunan) dalam memimpin perlawananmenghadapipenjajah. Ketua LVRI Labuhan Batu GJ Siahaan,87,dalam pertemuan itu dengan penuh semangat menceritakan bagaimana mereka bersama rekan-rekan juangnya dan Alm Djamaluddin Tambunan berjuang menghadapi penjajah. Karenanya sebagai pejuang kami berharap agar kita dan generasi muda bangsa ini tidak lupa dengan sejarah. Kehadiran putra sulung Alm HDjamaluddinTambunan-Almh Hj Nurbanun Siregar yang kini tampilsebagaisalahsatukandidat Cagubsu diyakini mampu memimpin Sumut dan menjadikan Sumutkedepanlebihbaik.Apalagi, Drs Haji AmriTambunan yang kini menjabat Bupati Deliserdang duaperiode(2004-2009dan20092014) pola kepemimpinannya telah teruji dan memiliki pengala-
man di bidang pemerintahan. Karenanya sebagai pejuang kamisangatmendukungagarputra pejuang yang diyakini mampu mewariskannilai-nilaiperjuangan inidenganmengisipembangunan sebagaimanacita-citaperjuangan itu, menjadi pemimpin di Sumut 5 tahun ke depan, tegas Siahaan penuh semangat. Pada kesempatan itu Cagubsu Drs Haji Amri Tambunan tak kuasa menahanderaianairmatanyasaatmenyampaikanrasahormat dan terima kasihnya kepada para pejuang yang telah menghantarkanrepublikinimenjadisatu Negara kesatuan yang berdaulat. Amri Tambunan mengaku bahwa kehadiran di tugu juang Lobu Sona ini pada dasarnya bukan hanya karena saat ini dirinya tampilsebagaisalahsatukandidat Cagubsu. Namun bertepatan 4 Februarimerupakantanggalkelahiran Almarhum ayahanda tercinta.Sehingga saya bersama adik-adik dan keluarga besar Alm HDJamaluddinTambunan-Almh Hj Nurbanun Siregar bernapak tilas ke daerah perjuangan mereka. Pada kesempatan itu, Drs Haji AmriTambunan yang tampil sebagai kandidat Cagubsu berpasangandenganDrRENainggolan MM yang akan bertarung pada Pilgubsu7Maret2013,memohon doa restu kepada para pejuang, janda pejuang dan keluarga DHC 45, LVRI, putra-putri pejuang di Labuhanbatu untuk melangkah maju melanjutkan cita-cita pejuang membangun Sumut agar lebih baik ke depan. Mengakhiri pertemuan yang berlangsung penuh keakraban dan kekeluargaan itu, Cagubsu Drs Haji Amri Tambunan terlihat memeluk dan mencium satu per satu para pejuang layaknya seorang anak melepas rindu terhadap orang tuanya. Sebelum meninggalkan lokasi tugu juang yang merupakan markas perjuangan Alm ayahandanya,Cagubsubernomorurut 4itumengumandangkanlaguberjudul “Cinta dan Permata.”(a06)
Waspada/Armin Nasution
GUS mengunjungi Deliana, 59, pasien yang sedang dirawat inap di Klinik Metta karena menderita stroke, kemarin. Deliana, pemilik Buffet Anda di Padang Sidimpuan, yang sudah hampir setengah tahun dirawat di klinik tersebut tampak sumringah saat berbincang dengan Gus.
Dihadiri Gus Irawan, IPSM Bhakti Sosial
KABANJAHE (Waspada): Polres Tanah Karo berhasil meringkus dua pria, seorang di antaranya bersenjata api, yang diduga sebagai bandar narkoba jenis sabu-sabu. Keduanya berinisial ANS, 27, warga Jalan Irian Kabanjahe dan MAA, 40, warga Komplek Penerangan Kabanjahe diringkus dari mobil Xenia BK 1330 KA saat berhenti persis di belakang Stadion Samura Kabanjahe, Senin (4/2) sore. Ketika dipergok, ANS sempat mencoba mengeluarkan senjata api rakitan jenis revolver berisi peluru tajam. Anggota Reskrim Polres Karo, Briptu Antonius Gurusinga. langsung mencegahnya dan menggenggam kerah baju tersangka lainnya. Meski sudah dilumpuhkan, keduanya belum menyerah. Mereka berupaya mengiming-imingisejumlahuang kepada Briptu Antonius agar mereka dilepas. Namun, ia tidak menggubrisnya. Saathendakmemboyongkeduatersangka,Antoniusmenghu-
bungi Kapolres Karo, AKBP Marcelino Sampouw melalui ponselnya. Tak berapa lama, sejumlah personil kepolisian membantu Antonius membawa kedua tersangka ke Mapolres Tanah Karo. Dari tersangka, diamankan barang bukti satu buah senpi rakitan jenis revolver, empat butirpeluru3,8mm,duabutirpeluru FN 9 mm, satu butir selongsong peluru, satu butir peluru senjata laras panjang 7,62 mm dan satu paket kecil sabu. Kemudian, satu timbangan elektrik, satu buah kaca pirek, satu bungkus plastik kecil berles merah, satu buah alat hisap sabu siap pakai, dua unit telepon genggam, uang tunai Rp. 1,6 juta dan satu unit mobil Xenia berwarna merah BK 1330 KA. Kapolres Tanah Karo, AKBP Marcelino Sampouw saat dikonfirmasi melalui ponselnya, Selasa (5/2), membenarkan penangkapan dua pria bersenjata api yang diduga sebagai bandar narkoba jenis sabu. (a36)
MEDAN (Waspada): Dalam rangka menyambut Hari Raya Imlek 2564, Ikatan Pekerja Sosial Masyarakat (IPSM) Sumatera Utara menggelar bhakti sosial di Jalan Duyung, Kecamatan Medan Area, Medan, kemarin. Bhakti sosial tersebut ditujukan kepada etnis Tionghoa. Bhakti sosial bekerjasama dengan Bank Mestika dan perusahaan Sarang Tawon tersebut dihadiri Penasihat IPSM Sumut, Gus Irawan Pasaribu, dengan memberikan pengobatan gratis dan bagi-bagi 500 paket sembako. Juga hadir 5 dokter spesialis terdiri dari 3 dokter gigi dan 3 dokter umum. Ketua Panitia Erliyanto Harahap, menegaskan, gelaran tersebut tidak ada kaitannya denganunsurpolitik.“Acarainitidak ada kaitannya dengan politik. Kehadiran Gus Irawan Pasaribu yang menjadi salah satu kandidat calon Gubernur Sumatera Utara hanya sebagai Dewan Penasihat IPSM,” tegas Erliyanto. Menurutnya, pemilihan Gus Irawan sebagai Dewan Penasihat karena figur Gus yang sangat perhatian terhadap permasalahan yang ada di tengah-tengah masyarakat luas, seperti kemiskinan dan kesehatan. “Penyebaran virus penyakit tidak dapat dipisahkan dari warga kurang mampu atau miskin, karena seringkali kita temui warga kurang mampu ini menderita penyakit yang cukup kronis dikarenakan tiadanya biaya pengobatan. Dan Gus selalu meluangkan waktu untuk mengurusi hal tersebut. Atas dasar itu pula, jauh-jauh hari Gus dijadikan sebagai Penasihat IPSM,” jelas Erliyanto. Erliyanto mengungkapkan, pelaksanaan bhakti sosial ini sebagai bentuk perhatian dan rasa berbagi antar sesama, khususnya bagi warga Tionghoa yang kurang beruntung yang akan merayakan Hari Raya Imlek 2564. Dewan Penasihat IPSM Sumatera Utara Gus Irawan Pasaribu mengatakan, pembenahan bidang kesehatan harusnya menjadi salahsatu prioritas utama pemerintah. “Keberpihakan pemangku kepentingan kepada masyarakat khususnya di daerah terus menjadi keluhan, sehingga pemangku kepentingan ini harus bisa mencarikan solusi secepatnya,” kata mantan Dirut Bank Sumut 3 periode ini. Gus menjelaskan, pemerintah sudah seharusnya melakukan jemput bola dengan mendatangi langsung masyarakat untuk memberikan pelayanan kesehatan yang memadai, dan jangan hanya berpangku tangan, karena saat ini masyarakat dibebani dengan tekanan hidup dan persoalan ekonomi. “Sudah sepantasnya masyarakat benarbenar dilayani dan diperhatikan kesehatannya oleh pemerintah,” imbuh Gus. Gus juga membagikan papan catur kepada belasan pemilik warung. Usai menghadiri
SBY: Partai Demokrat ...
mokrat. “Tentu saja, sebagaimana berita yang saya terima dari Tanah Air, ini memberikan keprihatinan dan kecemasan yang mendalam bagi jajaran kader partai di seluruh Tanah Air,” katanya. Yudhoyono mengatakan, sejumlah kader partai mempertanyakan atau gusar dengan proses hukum terhadap kader Partai Demokrat, terutama yang ditangani KPK. “Meskipun semua tahu bukan hanya oknum Partai Demokrat yang berperkara hukum dan ditangani oleh KPK,” katanya. Namun SBY menyatakan, masih percaya kepada KPK. “Saya masih yakin KPK akan menjalankan tugasnya secara profesional adil dan tidak ada niat buruk apapun. Saya juga yakin pastilah KPK yang menjadi andalan kita semua dalam penegakan hukum dan pemberantasan korupsi juga tidak tebang pilih,” katanya. Namun pada kesempatan ituYudhoyono juga mengatakan, “Saya memohon kepada KPK untuk, ya bisa segera konklusif dan tuntas. Apa yang dilakukan oleh sejumlah kader Demokrat itu, kalau salah ya kita terima memang salah. Kalau tidak salah maka kami juga ingin tahu kalau itu tidak salah. Termasuk Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbanigrum, yang juga diperiksa dan dicitrakan publik secara luas di Tanah Air sebagai bersalah atau terlibat dalam korupsi”. Sebelumnya hasil riset yang dilakukan oleh Saiful Mudjani Research & Consulting (SMRC) menunjukkan bahwa dukungan terhadap Partai Demokrat semakin menurun akibat kuatnya opini publik yang menganggap
kader-kader partai tersebut yang berada dalam pemerintahan sering terlibat kasus korupsi. “Partai Demokrat dalam dua tahun terakhir ini tidak mampu mengatasi opini publik yang sangat kuat bahwa kaderkadernya paling banyak melakukan korupsi. Hal ini cenderung membuat dukungan masyarakat kepada partai ini kian merosot,” kata Direktur Riset SMRC Jayadi Hanan. Doakan Rakyat Indonesia Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Ibu Negara Ani Yudhoyono melaksanakan ibadah umroh untuk mendoakan seluruh rakyat Indonesia dan meminta petunjuk Allah SWT agar dituntun membuat keputusan-keputusan yang baik. Presiden SBY pada Senin malam atau Selasa pagi di Indonesia, karena ada perbedaan waktu empat jam dengan Indonesia lebih cepat dari Arab Saudi. Turut memberikan manasik umroh dan memimpin prosesi ibadah Wakil Menteri Agama Nazaruddin Umar. Rombongan yang ikut ibadah umroh antara lain Mensesneg Sudi Silalahi, Menseskab Dipo Alam, Mendag Gita Wirjawan dan Menperin MS Hidayat serta pengusaha Chairul Tanjung. SelainberdoadidepanKa‘bah yang dipercaya akan ijabah (terkabul), SBY bertolak ke Madinah, Selasa siang. Selain shalat di Masjid Nabawi, SBY juga berziarah ke makam Nabi Muhammad SAW di kompleks masjid itu. Dari Madinah, rombongan Presiden bertolak ke Kairo untuk menghadiri KTT Organisasi Konferensi Islam (OKI).
Pemilik Sabu Bersenpi Diringkus
itu, katanya, tidak hanya melihat dia sebagai Dewan Pembina Partai tapi juga sebagai penggagas dan pendiri partai. Ia mengatakan, setelah jumpa pers, akan melakukan umroh dan melanjutkan kunjungan ke Madinah guna melakukan ziarah ke makam Rasulullah. “Saya akan memohon petunjuk Allah agar saya dituntun mengambil keputusan yang baik. Menyelamatkan Partai Demokrat tentu solusi yang akan saya pilih. Nanti tentu benarbenar rasional. Semua itu bisa terlaksana setelah mendapat ridho dari Allah,” katanya. “Jika semua sudah selesai ibadah, saya akan berikan pernyataan. Saya akan lihat nanti yang paling baik seperti apa,” kata Yudhoyono lagi. Ia mengatakan banyak ujian yang harus dihadapi oleh partai politik. Menanggapi hasil survei, Yudhoyono mengatakan yang menjadi perhatian masyarakat luas adalah anjloknya dukungan untuk Partai Demokrat. Pada Pemilu 2009 Partai Demokrat mendapat suara 21 persen, namun saat ini menurut hasil sebuah lembaga survei dukungan turun drastis menjadi hanya delapan persen. “Terus terang saya juga dapat penjelasan hasil survei lembaga survei yang lain, yang menunjukkan angka yang kurang lebih sama,” katanya. Menurut Yudhoyono, kader mengatakan kondisi ini sedang dalam keadaan lampu merah. Ia mengatakan sejak 2008, hasil survei saat ini adalah yang paling rendah untuk Partai De-
bhakti sosial, Gus mengunjungi Klinik Metta yang tidak jauh dari lokasi bhakti sosial. Di klinik itu, Gus mengunjungi seluruh pasien yang sedang dirawat inap dan memberikan motivasi agar tetap tegar dan semangat dalam proses pemulihan. Gus juga lama bercengkrama dan melepas rindu akan kampung halaman Padangsidimpuan bersama salah seorang pasien yang sedang dirawat inap karena menderita stroke, yakni Deliana, 59, pemilik Buffet Anda di Padang Sidimpuan. Deliana yang sudah hampir setengah tahun dirawat di klinik tersebut tampak sumringah saat berbincang dengan Gus. “Doakan ya nak Gus agar ibu cepat sembuh agar bisa kembali ke Padang Sidimpuan bersama keluarga,” sebut Deliana yang disambut Gus dengan pelukan hangat kasih sayang seorang anak terhadap ibu kandung. “Insyaallah dengan izin Allah SWT, ibu segera sembuh dan dapat kembali berkumpul bersama keluarga besar,” ujar Gus. (m06)
MEDAN (Waspada):Calon GubernurSumateraUtaraEffendi MS Simbolon di Medan, Senin (4/2) mengatakan, permasalahan sengketa pertanahan di Sumatera Utara, bagaikan ‘barangantik’ yang susah untuk dituntaskan. Banyaknya keluhan masyarakat lebih dominan terhadap perampasan lahan secara sepihak oleh PTPN dan perkebunan swasta. Kata dia, pemerintah Sumut juga belum mampu menyelesaikan sengketa ini. Akibatnya konflik tercipta antara pihak pengusaha dan masyarakat, yang dicampur dengan masuknya para penguasa dengan menggunakan kekuatan baik secara fisik maupun permainan politik tingkat atas. “Kalau hal ini tidak segera dituntaskan, maka konflik pertanahan di Sumut, tidak akan pernah berakhir. Akibatnya, akan banyak korban jiwa yang secara otomatis berdampak buruk bagi kekondusifan keamanan di daerah,” ungkapnya. Menurut Effendi (foto) yang juga Wakil Ketua Komisi VII DPR RI tersebut, pihak pemerintah Sumatera Utara dan Badan Pertanahan Nasional (BPN), tidak mempunyai keseriusan dalam penuntasan kasus dimaksud. Faktanya dari 2.833 kasus sengketa tanah di Sumut, belum ada satupun yang bisa diselesaikan. “Pemerintah Provinsi Sumatera Utara saat ini, dinilai belum memiliki good will and political will dalam menyelesaikan sengketa tanah di daerah tersebut,” ujarnya. Effendi melihat kasus Bima atau Mesuji, merupakan contoh yang sangat nyata dalam konflik masalah pertanahan. Beliau khawatir hal itu akan terjadi di Sumatera Utara, apabila pihak Pemprovsu enggan dalam penyelesaian. Selain permasalahan buruh, petani dan nelayan, merupakan prioritas utamanya guna membangkitkan kehidupan masyarakat dari sektor dimaksud. Sebagai calon Gubernur Sumatera Utara, Effendi, memberikan garansi penuh, akan adanya penyelesaian sengketa pertanahan di Sumatera Utara. “Ini garansi kepada masyarakat,” sebutnya. Bom Waktu Sebelumnya, anggota Komisi A DPRD Sumut Syamsul Hilal, menegaskan,banyaknyaaksidemoyangdilakukanmasyarakatmenyangkutpermasalahansengektalahan,lebihmembuktikankenyataan,bahwa kasus tersebut, bagaikan ‘bom waktu’ yang dapat meledak sewaktu-waktu. Dan munculnya konflik lantaran adanya tumpang tindih soal aturan dan Undang-undang terkait sengketa tanah. “KalaupersoalandenganPTPN,ngapainsampaikeMenegBUMN. Gubernur punya wewenang untuk menyelesaikan itu,” tegasnya. Pernyataan yang sama sebelumnya juga dikatakan politisi Fraksi PDI Perjuangan Alamsyah Hamdani. Beliau menilai, Pemprovsu dan Badan Pertanahan Nasional (BPN) serta berbagai pemerintah daerah di Sumut, dinilai tidak serius menuntaskan masalah pertanahan yang terjadi antara perusahaan perekebunan dengan masyarakat. Buktinya, dari 2000 lebih kasus tanah di Sumut sebagaimana yang di-ungkapkan oleh Kapoldasu, belum ada yang terselesaikan, termasuk masalah tanah HGU PTPN yang sampai saat ini masih saja berkutat dalam tahap pemetaan. (rel/m09)
GusMan Top, Amri-RE Runner Up MEDAN (Waspada): Di saat-saat selisih persentase di bursa SCWA (Siapa Cagubsu-Wagubsu Anda) tidak sampai lima persen, para pendukung kandidat kelihatannya semakin berhatihati dalam melakukan aksi pengiriman kupon. Hitungan persentase hari ini GusMan masih paling top sementara Amri-RE sebagai runner up. Sedangkan dari kubu pendukung GanTeng suasana masih senyap dan mereka perlu merapatkan barisan untuk dapat merebut kembali posisi puncak bursa. Posisi bursa SCWA hari ini masih sama dengan
5.000 Kader PKS ... Luthfi Hasan Ishaaq tidak akan membuat partai berlambang bulan sabit kembar itu surut bahkan hancur. Pasca tertangkapnya Luthfi HasanIshaaq,menurutAnisMatta justru terjadi gelombang dukungan dari berbagai penjuru tanah air bahkan luar negeri. Para kader lanjut Anis Matta, tidak lagi mempertanyakan apa yang sedang terjadi,tapimenanyakanapayang harus dilakukan ke depan. Antuasiasme penyambutan AnisMattadiMedanmemangterbilangluarbiasa.Tanpaundangan resmi, kabar kehadiran Presiden PKS itu tersebar berantai dari mulut ke mulut dan via telefon. Tak hanya kader atau simpatisan dari Medan, konsolidasi tersebut ternyata juga diikuti ratusan kader dari Kabupaten Deliserdang, Kota Binjai bahkan Kabupaten Mandailing Natal. “Anda lihat sendiri tadi, merekaantusias.Bahkantempatsaja
yang kemarin, selengkapnya sbb:, GusMan 35%, Amri-RE 34%, GanTeng 31%, CH-Fadly 0%, ESJA 0%. Har ian Waspada mengedarkan kupon SCWA dalam rangka untuk mencari tahu siapa pilihan pembaca pada Pilgubsu 7 Maret 2013 mendatang. Pendukung Cagubsu-Wagubsu yang ingin berpartisipasi lewat bursa SCWA dapat mengisi kupon yang tersedia di halaman Pentas Pilkada sesuai petunjuk yang ada. Panitia hanya menghitung fisik kupon yang dikirim dan membuat persentasenya. (tim)
tidak cukup. Inilah gambaran suasana hati para kader. Tidak hanya di Sumatera Utara, tetapi juga di seluruh Indonesia,” kata Anis yang berbicara didampingi Gatot Pujo Nugroho, calon Gubernur Sumut yang diusung PKS dalam Pemilukada Sumut akan berlangsung 7Maretmendatang. Selain menjumpai kadernya, Anis Matta juga melakukan sejumlah pertemuan internal dengan para petinggi PKS di SumateraUtara.KepadawartawanAnis Matta tetap memiliki keyakinan kuat bahwa pamor partai yang dipimpinnya itu tetap bagus di mata kader dan simpatisan, terkaitditahannyaLutfiHasanIshaaq oleh KPK “Insya Allah pamor PKS tetapterjagadihatikaderdansimpatisan.Initentunyajugaakanmembuat kita semakin dewasa dan bijaksana dalam mencari solusi pada setiap cobaan,” katanya. Diamengatakan,kedatangannya ke Sumut adalah roadshow yang kedua setelah sebelumnya dia datang ke Jawa Barat. Setelah
diangkat menjadi Presiden PKS menggantikanLutfiHasanIshaaq dan kedepan dia akan melanjutkan kunjungan tersebut ke beberapa daerah lainnya sepertiYogyakarta, Bali, Solo, Surabaya, Makasar dan Kalimantan. Tujuan utama roadshow tersebut untuk melakukan konsolidasi internal dengan kader-kader di daerah dalam upaya memenangkan Pilkada yang dalam waktu dekat ini akan digelar yakni pemilihan Gubernur Sumatera Utara dan Jawa Barat. Dari dua roadshow yang telah dijalani tersebut, lanjutnya, ditemukan kader-kader PKS sama sekali tidak terpengaruh dengan kasus hukum yang dihadapimantanPresidenPKSLutfi Hasan Ishaaq. Justru kader-kader PKS lebih banyak bertanya apa yang harus dilakukan ke depan demi semakin menguatkan partai tersebut di tengah-tengah masyarakat, terutama dalam menghadapi Pemilu 2014. (m28)
Info Sumut
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
A3
Gatot Ligat Permulus Jalan Sumut 2013 Infrastruktur Jalan Mantap 95 Persen “INFRASTUKTUR itulah kunci pembangunan ke depan. Jalan yang semakin bagus akan membuat roda ekonomi makin kencang. Insya Allah 2013 jalan di Sumatera Utara baik kategori jalan provinsi maupun jalan nasional akan semakin mantap, target saya 95 persen mantap,”tegas Pelaksana tugas Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho saat berdiskusi di kantor harian terkemuka di Medan beberapa hari lalu. Dalam kunjungan yang didampingi Tengku Erry Nuradi itu, Gatot memaparkan optimisme kemajuan Sumatera Utara. Selain infrastruktur, penghela kemajuan provinsi ini adalah beroperasinya Kualanamu Internasional Airport (KNIA), terus bergulirnya Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Sei Mangkei, dan percepatan MP3EI. Jika tahun 2013 banyak dikatakan orang sebagai tahun politik, maka menurut Gatot tahun 2013 bagi Sumatera Utara adalah tahun kebangkitan dan tahun pembangunan. Selain KNIA, KEK Sei Mangkei dan MP3EI, infrastruktur Sumatera Utara juga bakal makin kuat dengan mulai dibangunnya jalan tol Medan - Tebing Tinggi dan Medan Binjai, serta pembangunan pelabuhan Pelabuhan Belawan dan Kuala Tanjung sebagai pusat bisnis internasional. Target pemerintahan Provinsi Sumatera Utara lima tahun ke depan adalah pembangunan infrastruktur ke seluruh kabupaten/kota. Mengingat provinsi ini sangat luas dibanding provinsi lain di Indonesia.Gatot yang sudah menggenjot pembangunan jalan selama dua tahun terakhir, optimis di tahun 2013 akan
sukses memuluskan semua jalan provinsi dan nasional hingga 95 persen. Gatot menambahkan, secara geografis Sumatera Utara dengan luas daratan mencapai 71.680 Km2 sangatlah strategis di wilayah bagian barat. “Nah, visi pasangan Gatot-Tengku Erry (GanTeng) adalah mewujudkan Sumatera Utara sebagai pusat perekonomian di bagian barat Indonesia. Karenanya harus didukung dengan infrastruktur yang lebih baik lagi,” ujarnya. Tengku Erry berpendapat, kepemimpinan Sumut ke depan harus dijalankan oleh orang yang berpengalaman dan mengenali potensi provinsi ini secara mendalam. Dan GatotTengku Erry adalah sosok yang tepat karena tinggal melanjutkan secara cepat semua proses yang sudah digagas Gatot Pujo Nugroho dua tahun terakhir. Me n u r u t E r r y, u n t u k mensukseskan program itu dibutuhkan dukungan yang sinergis dari semua pihak. Baik dukungan politik melalui lembaga DPR, penegakan hukum (polisi, kejaksaan dan pengadilan), pemerintah (eksekutif ), pengusaha dan media massa. “Duet Gatot-Tengku Erry begitu terpilih akan langsung membawa Sumut berlari kencang, karena semua masalah sudah diketahui Pak Gatot dan tinggal diatasi. Kami tidak janji-janji karena memang sudah memberikan bukti,” tegas Bupati Serdangbedagai itu. Gatot dan Tengku Optimis, dengan sejumlah terobosan Sumatera Utara tak hanya akan menjadi pusat pertumbuhan Indonesia di bagian barat tapi juga akan mampu bersaing dengan Singapura. (m28)
Duet Gatot-Tengku Erry begitu terpilih akan langsung membawa Sumut berlari kencang, karena semua masalah sudah diketahui Pak Gatot dan tinggal diatasi. Kami tidak janjijanji karena memang sudah memberikan bukti Ir. H Tengku Erry Nuradi, MSi Kandidat Wakil Gubernur Sumatera Utara
Bukti Sukses Gatot Bangun Jalan - Sejak memimpin Sumut 2011 Gatot bergegas bangun jalan - Tahap awal jalan menuju sentra ekonomi dan pariwisata jadi prioritas - Saat ini jalan Medan - Rantau Prapat, Medan - Tanah Karo sangat mulus - Awal 2013 jalan alternative jalur Aek Latong sepanjang 2,9 Km juga mulai beroperasi
Jejak Pembangunan Gatot Waspada/Surya Efendi
MULUS 95 PERSEN: Pelaksana tugas Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujo Nugroho didampingi Kadis PU Binamarga Effendi Pohan meninjau pengerjaan jalan. Setelah dua tahun berjuang memperbaiki sektor infrastruktur, Gatot optimis seluruh jalan di Sumut akan mantap hingga 95 persen pada 2013.
Waspada/Surya Efendi
JALAN TOL: Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto dan Plt. Gubsu Gatot Pujo Nugroho ketika melakukan groundbreaking jalan tol Medan- Tebingtinggi.
Anggaran Penanganan Bencana Minim JAKARTA (Waspada): Seringnya bencana yang terjadi di Indonesia belakangan ini, membuat Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengeluhkan minimnya anggaran penanganan bencana di 2013. Tahun ini, untuk penanggulangan bencana dana yang ada hanya Rp3,5 triliun. “Anggaran Rp 3,5 triliun itu
masih kurang untuk penanganan bencana di tanah air yang terus saja terjadi,” kata Kepala BNPB, Syamsul Maarif dalam konferensi pers Rapat Koordinasi Penanggulangan Bencana 2013 di Hotel Bidakara, Gatot Subroto, Jakarta Selatan, Selasa (5/2). Begitu juga dana untuk daerah, Badan Penanggulangan
Bencana Daerah (BPBD) juga belum mendapatkan dana yang memadai.Karenaitu,pihakBNPB berupaya membantu menambah anggaran untuk daerah. “Anggaran di daerah masih sangat kurang. Sebetulnya undang-undang sudah ada, agar BPBD menyiapkan anggaran yang layak. Bahkan untuk di Jakarta saja masih ada bebe-
Pertemuan Prabowo-Hatta Hanya Silaturahmi JAKARTA (Waspada): Anggota Dewan Pembina Gerindra, Martin Hutabarat mengatakan langkah Ketua Dewan Pembina Gerindra Prabowo Subianto menemui Ketua Umum PAN Hatta Rajasa, Minggu malam di kediaman Hatta di Golf Mansion, Cilandak, Jakarta Selatan, hanya silahturahmi semata. Martin memastikan pembicaraan mengenai adanya peluang koalisi calon presiden dan wakil presiden, hal itu masih jauh. “Masih jauh kalau memaknainya seolah-olah hendak membuat komitmen pencapresan sekarang ini, karena pemilu legislatifnya masih 14 bulan lagi,” kata Mar tin
menjawab Waspada di Gedung DPR Jakarta, Senin (4/2). Kalau pun ada pembicaraan yang serius besar kemungkinan menyangkut strategi bagaimana memenangkan Pilgubsu dimana pada Pilgubsu 2013 ini, Gerindra dan PAN telah berkoalisi mengusung pasangan Gus Irawan Pasaribu-Soekirman. Namun, Martin tidak memungkiri bila PAN dan Gerindra akan berkoalisi membangun aliansi strategis ke depan melihat platform politik kedua partai ini hampir sama, yakni sama-sama partai terbuka, berideologi Pancasila dan samasama memperjuangkan perubahan ke depan. Tapi sebelumnya, menurut
Anggota Komisi III itu, saat ini kedua partai masih harus memacu diri agar lolos dari ambang batas, dan kedua partai harus menjaga kadernya jangan sampai tertangkap kasus korupsi seperti musibah yang dialami PKS. Yang jelas, pemilu masih lama, masih terbuka banyak peluang dan opsi-opsi yang lain sehingga lebih tepat mamaknai kunjungan tersebut sebagai silaturahmi dari dua teman yang bersahabat lama yang merajut komunikasinya lebih intensif ke depan,” tukasnya. Syukur-syukur, Martin berharap, hubungan komunikasi ini berguna bagi kepentingan bangsa yang lebih luas ke depan.(aya)
rapa yang kurang seperti peralatan yang perlu ditambahkan,” pungkasnya. Syamsul menambahkan, idealnya untuk sebelum, selama dan sesudah bencana, dana yang dibutuhkan sebesar Rp15 triliun. Pemerintah sendiri, lanjut Syamsul Maarif, menganggarkan Rp4 triliun untuk tahun ini, namun harus dipotong Rp 500 miliar untuk pembangunan sodetan sungai Ciliwung yang diminta Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) untuk mengatasi banjir Jakarta. Untuk efektivitas anggaran, pihaknya lanjut Syafii melakukan kerja sama dengan sembilan kementerian terkait. Poin pentingnya adalah koordinasi anggaran. “Kita sudah membuat MoU dengan sembilan kementerian dan lembaga untuk memudahkan koordinasi khususnya masalah anggaran, BNPB punya anggaran fleksibel atau on call, tetapi kalau tidak ada MoU agak menyulitkan,” kata Syamsul. Kerjasama dengan kelembagaan juga penting guna menanggulangi sebelum dan sesudah terjadinya bencana. “Dengan teman LIPI atau Ristek, misalnya, tentu tidak hanya mengenai alam tetapi juga masalah dinamika masyarakatnya. Semuanya penting supaya anggaran yang minim dapat efektif,” tegasnya.(dianw)
-
Mengawal dan menyelesaikan Bandara Kuala Namu Bersama pusat mempercepat KEK Sei Mangkei Percepatan pembangunan Sumatera Utara lewat MP3EI Mendorong Sumut sebagai pusat pertumbuhan ekonomi Indonesia bagian barat Melobi pusat terkait kepemilikan saham daerah di PT Inalum Menyelesaikan Gedung Serba Guna Jl Pancing untuk mewujudkan Sumut tuan rumah PON Sukses memimpin Sumut yang stabil dan aman dalam keberagaman Sukses mewujudkan pertumbuhan ekonomi di atas ratarata nasional
Waspada/Surya Efendi
TINJAU KNIA: Plt Gubsu Gatot Pujo Nugroho memberikan arahan saat meninjau finishing KNIA. Di era Gatot Pujo Nugroho bandara yang 100% dibangun SDM nasional ini akhirnya selesai.
Wali Kota Terima Panitia Konfercab NU Medan
Warga Nahdhiyin Agar Dorong Percepatan Pembangunan MEDAN (Waspada): Nahdlatul Ulama (NU) diharapkan dapat mendorong dan memberikan saran dalam upaya percepatan pembangunan di Kota Medan, termasuk rencana menjadikan ibukota provinsi Sumatera Utara ini menjadi kota religius. “Untuk itu kita akan terus menjalin sinergitas guna menciptakan kebersamaan sekaligus menjaga kekondusifan yang sudah terbangun dengan baik selama ini,” kata Wali Kota Medan Rahudman Harahap saat menerima au-diensi Panitia Konfercab Ke-17 NU Kota Medan bersama pengurus PCNU Kota Medan di Balai Kota Medan, Selasa (5/2). Turut hadir Panitia Konfercab dan pengurus PCNU Medan, yakni Rois Syuriah KH Mahyuddin Nasution, Khatib Syuriah Drs Muin Siregar, Plt Ketua PCNU Medan M. Anshori Daulay, SKM, Ketua
Konfercab yang juga Sekretaris PCNU Drs Maraimbang Daulay, MA, Bendahara H. Irwan Ananda dan Sekretaris NU Medan Selayang Umar Simbolon, SE. Rahudman optimis warga nahdhiyin dapat bersama-sama dengan Pemko Medan untuk mempercepat pembangunan kota ini, karena NU sebagai ormas Islam yang strategis dan terbesar di dunia. NU salah satu penyumbang bagi jasa kemerdekaan dan terbentuknya NKRI. Untuk itu, lanjutnya, NU ke depan dapat menjadi mitra kerjasama yang baik dalam pembangunan. Rahudman menyatakan menaruh perhatian kepada NU dengan harapan Konfercab dapat menghasilkan susunan kepengurusan yang memiliki kemampuan mengemban amanah organisasi. Pada kesempatan itu, Rahudman menyatakan akan datang langsung dan
KPK Dan Kapolri.... “Menteri Pertanian dalam waktu dekat akan diperiksa dalam statusnya sebagai saksi,” kata Abraham saat membuka Pelatihan Bersama Peningkatan Kapasitas Penegak Hukum Dalam Penanganan Tindak Pidana Korupsi kerjasama KPK, Polda dan Kejati Sumut, Selasa (5/2) di Medan, diikuti penyidik dan jaksa penuntut umum Tipikor, Poldasu, Kejatisu, auditor BPK dan BPKP perwakilan Sumut.di Hotel Grand Angkasa, Medan, Selasa (5/2). Abraham juga mengatakan, belum ada progres baru yang bisa disampaikan ke publik terkait kasus suap impor sapi. Namun, dia memastikan KPK tidak akan berhenti mendalami kasus ini. Dia menyatakan, masyarakat nantinya akan dapat melihat ada atau tidaknya pihak lain yang terlibat dalam kasus yang sudah membelit Luthfi Hasan Ishaaq, ketika itu menjabat Presiden PKS. “Silakan awasi kasus ini, amati kasus ini,” tandasnya. Butuh Penegakan Hukum Abraham mengatakan, penanganan tindak pidana korupsi sebagai extraordinary crime mutlak membutuhkan penegak hukum yang profesional dan berintegritas tinggi. Sedangkan sinergitas antara penegak hukum dalam melakukan upaya pemberantasan korupsi akan mendorong percepatan pemberantasan korupsi. Dia menyebutkan pelatihan bersama sebagai upaya mengatasi berbagai kendala penanganan tindak pidana korupsi dan pengembalian kerugian keuangan negara, khususnya di Sumut. “Sinergitas dan kerjasama yang lebih efektif antara penegak hukum sangat dibutuhkan,” kata dia. Melalui pelatihan bersama ini, kata Abraham, diharapkan menjadi momentum memperkuat persamaan persepsi dan jembatan penyelesaian berbagai masalah di lapangan. “Ego sektoral yang dapat menghambat penegakan hukum, khususnya penanganan tindak pidana korupsi diharap dapat terkikis,” kata dia. 10 Area Rawan Korupsi Terdapat 10 area dianggap rawan korupsi, yaitu, sektor pengadaan barang dan jasa, perbankan, perpajakan, minyak
membuka Konfercab pada 910 Februari di Asrama Haji Pangkalan Masyhur Medan. Plt Ketua PCNU Medan Anshori Daulay mengatakan selain bersilaturahim, kedatangan mereka juga ingin mengundang wali kota untuk menghadiri sekaligus membuka Konfercab. Anshori minta dukungan penuh wali kota agar Konfercab berjalan dengan sukses dan lancar. Pada kesempatan itu juga Rahudman yang didampingi Asisten Kesejahteraan Masyarakat Erwin Lubis dan Kabag Humas Budi Hariono. Rahudman menyatakan siap mendukung sepenuhnya Konfercab. “Sebagai Ormas Islam terbesar di Indonesia, tentunya saya akan mendukung pelaksanaan Konfercab,” ujarnya. Pada akhir audiensi, Rois Syuriah KH Mahyuddin Nasution menggelar doa untuk kesehatan dan keselamatan bangsa
ini terutama bagi Wali Kota Rahudman dan jajarannya di Pemko Medan agar dapat mempercepat program pembangunan Kota Medan. Calon Mengkerucut Sementara itu, seusai audiensi PCNU Medan menggelar rapat internal dan meminta pendapat kepada Rois Syuriah KH Mahyuddin Nasution terkait siapa-siapa calon tanfiziyah yang tepat untuk memimpin NU Medan ke depan. Hasil se-mentara dari pertemuan itu sudah mulai mengerucut kepada beberapa kandidat dari 10 nama, salah satunya Drs Maraimbang Daulay, MA. Begitu pun, kemarin, masih muncul beberapa nama baru untuk memimpin NU Medan seperti H Sokon Saragih, Drs Muin Siregar dan Riswan Hasibuan, SH., MAP. (m13/m50)
dan gas (Migas), BUMN, aset negara, pertambangan, penggunaan kepabeanan, penggunaan anggaran belanja (APBN, APBD, APBP) dan pelayanan publik. “Sepuluh area yang dianggap rawan korupsi itu merupakan hasil pemetaan bersama pada 2012-2013,” kata Kapolri pada acara yang sama. Untuk itu, Kapolri menegaskan penyidik kepolisian setingkat Polres dapat menangani langsung kasus korupsi kepala daerah. Hal itu dilakukan agar penanganannya tidak memerlukan waktu lama. “Untuk mendukung itu aparat hukum terdiri dari polisi, KPK dan kejaksaan harus bersinergi guna memberi efek jera kepada tersangka atau calon pelaku korupsi, selain juga memberi rasa keadilan kepada masyarakat,” ujar Menurut Kapolri, DPR RI telah menyetujui peningkatan anggaran penanganan tiap kasus korupsi Rp208 juta. “Dengan anggaran sebesar itu, tidak ada alasan penyidik tidak mengungkap kasus korupsi yang ditangani,” ujarnya. Kapolri juga menyebutkan, diperlukan penyidik berkualitas dan bertindak profesional. Penyidik berkualitas dalam hal ini memiliki integritas, jujur, iklas, tegas tapi tidak arogan. Juga tangguh dan tidak memiliki kepentingan serta memahami penegakkan hukum untuk kepentingan masyarakat. “Bila kualitas itu dimiliki penyidik Polri, KPK dan jaksa maka penyelidikan kasus korupsi akan lebih baik,” ujarnya. Menurut Kapolri, selama 2011-2012 Polri telah menangani 1.183 perkara korupsi. Uraiannya pada 2011 menangani 526 dari 768 kasus yang dilaporkan, dan berhasil menyelamatkan Rp268 miliar dari Rp1,7 triliun uang negara. Sementara pada 2012 menangani 657 dari 998 kasus dan menyelamatkan Rp261 miliar dari Rp1,7 triliun uang negara. “Pada 2013 kami menargetkan penanganan 916 perkara.” Sedangkan Wakil Jaksa Agung Darmono mengatakan, pemerintahan yang bersih (clean goverment) dan pemerintahan yang baik (good goverment), masih jauh dari harapan. Salah satunya kata dia, karena masih merajalelanya praktek korupsi di negara ini. Karena itu, dia menegaskan, demi kepentingan bangsa dan negara, maka sudah waktunya mengatakan tidak terhadap tindak korupsi. (m38/m27)
Medan Metropolitan
A4
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Keluarga Besar UMA Gelar Outbound Di Bukit Lawang
Waspada/Rudi Arman
KASAT Reserse Narkoba Polresta Medan Kompol Dony Alexander (tengah) didampingi AKP Azuar (kanan) dan Wakasat AKP S Simare-mare menunjukkan barang bukti narkoba hasil tangkapan dari ke enam tersangka di Mapolresta Medan, Selasa (5/2).
Enam Bandar, Pengedar Narkoba Diringkus
422 Gram Sabu, 1.875 Pil Ekstasi, 164 Butir Emirin Disita MEDAN (Waspada): Sat Reserse Narkoba Polresta Medan menggagalkan peredaran narkoba sebanyak 422 gram sabu, 1.875 pil ekstasi, serta 164 butir emirin yang keseluruhannya senilai Rp1 miliar, selama Januari 2013 sampai saat ini di Kota Medan. ”Selain barang bukti tersebut, polisi juga meringkus enam tersangka terdiri dari pengedar dan bandar narkoba,” kata Kasat Reserse Narkoba Kompol Dony Alexander saat paparan penang-
kapan ke enam tersangka di Mapolresta Medan, Selasa (5/2). Keenam tersangka YD, 27, HD, 24, dan A, 37, warga Jln. Senangin, Kel. Sukaramai, Kec. Medan Kota. PS, 46, warga Jln. Bambu I, Kel. Durian, Medan Timur, FI, 35, warga Jln. Laksana Lorong Buku, Kel. Kota Matsum IV, Medan Area, serta MN, 34, warga Jln. Bilal, Lorong Arjuna, Kel. Pulo Brayan Darat I, Medan Timur. Kompol Dony didampingi Wakasat Narkoba AKP S.Simaremare dan Kanit Idik II AKP Azuar menjelaskan, pengungkapan dan menggagalkan peredaran
narkoba yakni sabu-sabu, pil ekstasi, dan pil emirin, merupakan kasus selama sebulan terakhir ini. “Selama Januari ini kita berhasil menggagalkan peredaran narkoba jenis sabu-sabu, ribuan pil ekstasi dan ratusan pil emirin. Dari barang bukti ini kita juga mengamankan enam tersangka,” sebut Dony. Menurut dia, eeenam tersangka ditangkap di Jln. Gatot Subroto,Jln.NibungRaya,Jln.Laksana Lorong Buku, dan Jln. Veteran Desa Helvetia, Kec. Labuhan Deli. Kata Dony, pihaknya akan terus mempersempit ruang ge-
rak para pengedar dan bandar narkoba di Kota Medan terutama di tempat hiburan malam. “Biasanya para pengedar dan bandar ini selalu bertransaksi narkoba pada malam hari. Para tersangka ini juga sering melakukan transaksi di tempattempat hiburan malam. Untuk para tersangka ini dijerat Pasal 132 junto 331 junto 114 subsider 112 subsider 127 UU RI No35 Tahun 2009 tentang narkotika dengan ancaman 20 tahun kurungan penjara,” ujarnya. Dony menjelaskan, tersangka PS diamankan petugas yang
telah mengintainya saat akan mengantar 1.875 butir ekstasi di kawasan Jln. Nibung, Kec. Medan Baru, Kamis (28/1) sore. Selain itu, MN ditangkap saat bertransaksi dengan petugas yang menyaru sebagai pembeli di kawasan Jln.Veteran Helvetia. Dari tersangka polisi menyita sabu-sabu seberat 50 gram, satu timbangan elektrik, dan mobil Kijang Inova BK 1644 VK. Sedangkan tersangka lain yakni HD, A, dan YD, ketiganya warga Jln. Senangin, Kec. Medan Area, diringkus di kawasan Jln. Senangin dan kawasan Golden
Jln. Gatot Subroto Medan. Dari tangan ketiga tersangka polisi menyita, 370 gram sabu-sabu, satu pipet kaca berisi sabu-sabu seberat 1,32 gram, dan 164 pil Happy Five. Kemudian tersangka FI ditangkap berikut barang bukti 11 plastik kecil sabu-sabu seberat 0,6 gram, satu paket kecil ganja seberat 4 gram, dan duatimbangan elektrik. “Saat ini kita masih melakukan pengembangan dan para tersangka masih menjalani pemeriksaan di Sat Reserse Narkoba Polresta Medan,” tutur Dony. (m39)
Kapolri Ingatkan Poldasu Merespon Keresahan Masyarakat yarakat. “Ini merupakan kewajiban Polri, merespon apa yang menjadi keresahan di masyarakat,” kata jenderal bintang empat itu
kepada Waspada, usai membuka “pelatihan bersama peningkatan kapasitas penegak hukum dalam pemberantasan tidak pidana korupsi” kerjasama KPK,
Polda,danKejatisu,diHotelGrand Angkasa, Medan, Selasa (5/2). Pernyataan Kapolri itu terkait aksi ratusan ormas Islam di Sumut, yang menolak perubu-
Diancam Tembak, Pencuri Serahkan Diri MEDAN (Waspada): Setelah lima hari diburon, tersangka pencurian alat-alat (sparepart) kapal berinisial SP alias Kondo, 33, warga Pasar VIII, Desa Tembung, Kec. Percut Seituan, akhirnya dibekuk petugas Reskrim Polsek Percut setelah diancam akan ditembak saat bersembunyi di bawah tempat tidur rumah warga, Selasa (5/2) sekira pukul 10:00. Guna pengusutan selanjutnya, tersangka SP alias Tondo dijebloskan ke dalam sel Polsek Percut Seituan, sedangkan dua
lagi temannya masih diburon. Penangkapan terhadap tersangka SP alias Kondo berdasarkan laporan dari korban Lai Cuan pada Kamis (31/1) yang lalu. Kepada petugas Lai Cuan mengaku gudang tempat penyimpanan sparepart kapal di Pasar VIII Tembung, telah dibongkar oleh kawanan maling. Akibat pencurian tersebut, Lai Cuan mengalami kerugian sekira Rp100 juta. Hampir seminggu melakukan pengintaian, pada Selasa (5/2), petugas mendapat infor-
masi tersangka Kondo sedang berada di dalam rumahnya. Begitu mengetahui ada petugas kepolisian datang ke rumahnya, tersangka Kondo langsung melarikan diri dari pintu belakang terus menuju ke areal persawahan. Sejumlah petugas mengejar tersangka Kondo hingga ke areal persawahan. Selanjutnya, tersangka Kondo masuk ke rumah seorang warga setempat dan bersembunyi di bawah kolong tempat tidur. Polisi kemudian menge-
pung rumah warga tersebut dan akhirnya menangkap tersangka Kondo, setelah petugas mengancam akan menembak tersangka jika tidak menyerahkan diri. Takutditembak,tersangkaKondo langsung menyerahkan diri. Sementara itu, Kanit Reskrim Polsek Percut Seituan AKP Faidir Chan yang dikonfirmasi menjelaskan, pihaknya telah mengamankan satu dari tiga pelaku pembobol gudang. Namun, tersangka yang diamankan merupakan dalang dari para pelaku tersebut. (h04)
han Masjid Raudhatul Islam dan Al Khairiyah di Medan, oleh pengembang PT Jatimasindo. Aksi dilakukan ratusan ormas Islam itu berpotensi berkembang jika pihak kepolisian tidak tegas menangani kasus yang sudah dilaporkan tersebut, mengingat sejak dilaporkan 2004 lalu, penyidikan kasus perubuhan masjid itu tidak juga terselesaikan. Hingga kini Polresta Medan yang menangani kasusnya belum juga melakukan penahanan terhadap para tersangka. Sementara aksi yang semula damai, pada Jumat lalu mulai anarkis dengan terjadinya pelemparan batu dan pengrusakan aset PT Jatimasindo, sehingga bentrok antara polisi dan pendemo tidak terelakkan. Jika ini dibiarkan dapat merusak suasana kondusifitas Sumut
yang dalam waktu dekat melaksanakan pemilihan gubernur. Ditanya itu, Timur Pradopo yakin Kapolda Sumut sudah mengambil langkah-langkah penyelesaian persoalan tersebut. “Saya rasa Kapolda sudah mengambil langkah-langkah untuk itu,” ujarnya. Intinya, sebut Timur Pradopo, segala persoalan menyangkut aksi massa diselesaikan secara musyawarah, tetapi jika musyawarah tidak dapat memecahkan persoalan maka dilakukan penindakan hukum. Kapolri juga yakin dan berharap setiap harinya Polri semakin baik, karena mereka terus melakukan perbaikan diri secara personal dan lembaga, dengan tujuan meningkatkan profesionalitas. “Pelatihan yang dilakukan ini salah satu cara untuk itu,” sebut Timur Pradopo.(m27)
Polisi Tangkap Dua Anggota Komplotan Perompak
Waspada/Rustam Effendi
KASUBSI Gakkum Ditpolair Polda Sumut AKBP Baharuddin Deski menginterogasi tersangka perompak nelayan saat digelandang ke Mapolair Polda Sumut Jln. TM Pahlawan Belawan, Selasa (5/2).
Korban Percobaan Penculikan Ngadu Ke Polsek Medan Barat MEDAN (Waspada): Seorang ibu rumah tangga Meri br Simbolon, 52, warga Jln. H Agus Salim Medan, gagal diculik oleh pria tak dikenal di Jln. Danau Singkarak, Kec. Medan Barat, Minggu (3/2). Setelah berhasil meloloskan diri, korban langsung melaporkan peristiwa tersebut ke Polsek Medan Barat. Informasi yang diperoleh, korban Meri Sombolon, Minggu sekira pukul 10:00, baru pulang dari rumah kerabatnya di Jln. Danau Singkarak. Rencananya korban hendak pergi berziarah dengan kerabatnya, namun kerabatnya sudah pergi duluan. Selanjutnya korban hendak kembali ke rumahnya. Ketika dia sedang menunggu becak bermotor (betor) di pinggir jalan, tibatiba dari arah sampingnya muncul mobil Kijang Kapsul warna perak metalik dan berhenti tepat di depan korban. Awalnya, korban tidak memperdulikan keberadaan mobil tersebut, bahkan sempat berpindah lokasi karena terhalang oleh mobil itu. Tiba-tibaa, turun seorang pria dari mobil dan berjalan mendekati korban. Kemudian pria tersebut langsung memeluk korban dari belakang dan berusaha mengangkat Meri untuk dimasukkan ke dalam mobil. Korban yang terkejut langsung meronta seraya memukuli pelaku. Akhirnya korban berhasil meloloskan diri setelah menunjang kemaluan pria tersebut. Mendengar teriakan korban, warga langsung berdatangan. Tersangka yang mencoba melarikan diri berhasil ditangkap aparat TNI yang kebetulan melintas di lokasi kejadian. Selanjutnya pria tersebut berikut mobil yang dikendarainya diboyong ke Polsek Medan Barat. Sedangkan korban didampingi kepala lingkungan Boru Tambunan mendatangi Polsek Medan Barat untuk membuat laporan pengduan. Sementara itu, Kapolsek Medan Barat Kompol Nasrun Pasaribu yang dikonfirmasi mengaku belum mendapat laporan terkait pengaduan korban. “Sebentar ya, saya cek dulu LP-nya, apakah ada atau tidak,” sebut Nasrun kepada Waspada, Senin (4/2). (h04)
GO Motivasi Siswa SMA Dan SMP
Aksi Ormas Islam Soal Perubuhan Masjid
MEDAN (Waspada): Kapolri Jenderal Timur Pradopo mengingatkan jajaran Polri di Polda Sumut, untuk merespon apa yang menjadi keresahan mas-
MEDAN (Waspada): Keluarga Besar Universitas Medan Area (UMA) menggelar Outbound sekaligus wisata ke Bukit Lawang, Langkat, belum lama ini. Hadir pada kegiatan yang dirangkaian dengan berbagai acara itu, Rektor UMA Prof Dr HA Ya’kub Matondang MA, Ketua dan Sekretaris YPHAS Drs M Erwin Siregar MBA, Drs M Akbar Siregar MSi, para Wakil Rektor, Dekanat, Kepala Prodi, Guru Besar UMA Prof Ir Zulkarnain Lubis MS, dosen, serta pegawai. Menurut Humas Ir Asmah Indrawaty MS, kepada wartawan di ruang kerjanya, Senin (4/2), acara berlangsung 19 hingga 20 Januari diikuti sekitar 200 peserta dengan mengadakan berbagai kegiatan. Di antaranya, game kebersamaan dan kompetisi, hiburan, makan durian bersama, serta penyerahan reward oleh yayasan kepada universitas dan fakultas. Kata dia, pada kesempatan itu KetuaYPHAS Drs M Erwin Siregar MBA mengatakan, tujuan diadakannya outbound serta refreshing untuk mempererat silaturahmi dengan cara berkumpul guna merajut kebersamaan dan menumbuhan keceriaan seluruh keluarga besar UMA. Selain itu, harapnya, dosen dan pegawai bekerja lebih giat lagi dalam rangka meningkatkan SDM berkualitas. “Mari bekerja dengan ikhlas dan saling gotong royong agar UMA tetap eksis dan mampu bersaing secara kompetitif, unggul, dan terpercaya, “ ujarnya. Sementara Rektor UMA ProfYa’kub Matondang mengingatkan seluruh elemen untuk bekerja lebih giat dan keras, dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan disegala sektor yang kerap menjadi tolak ukur tercapainya kepercayaan masyarakat terhadap pendidikan di UMA. “Mengembangkan segala potensi yang bermuara kepada peningkatan mutu pendidikan adalah amanah yang terus berkesinambungan,” sebutnya. Drs M Akbar Siregar MSi, selaku SekretarisYPHAS menuturkan, meningkatkan hasil kerja merupakan tanggungjawab seluruh unsur. Begitu juga mendukung penuh kebijakan pimpinan, hal itu merupakan sebuah kesatuan agar tujuan yang dikehendaki dapat tercapai. Wakil Rektor I Bidang Akademik Drs Heri Kusmanto MA, pada kesempatan itu menyampaikan ucapan terima kasih kepada pegawai yang berprestasi, sebagai salah satu keberhasilan menjaga dedikasi yang baik dalam menjalankan tugas. “Tak lupa saya juga menyampaikan hal serupa kepada pegawai khususnya bagian kebersihan yang telah menjaga lingkungan UMA menjadi tetap bersih, asri, nyaman, dan tertata rapi,” tutur Heri. (m49)
BELAWAN (Waspada): Setelah buron sejak Nopember 2012, petugas Ditpolair Polda Sumut menangkap dua dari lima anggota komplotan perompak yang selama ini meresahkan nelayan Belawan, dari dua lokasi berbeda, Selasa (5/2). Pertama kali ditangkap tersangka IS alias IM, 32, dari rumahya di Dusun II, Desa Sei Nangka, Kec. Sei Kepayang, Kab. Asahan, Selasa (29/1). Selanjutnya dilakukan pengembangan dan menangkap tersangka YS alias Yahya, 32, warga yang sama, dari tempat persembunyiannya di Pasar VII Martubung, Kel. Tangkahan, Kec. Medan Labuhan, Jumat (1/2). Selain menangkap kedua tersangka, polisi menyita barang bukti satu pucuk pistol jenis air soft gun, satu unit GPS dan radio komunikasi merek Alinco.
Dirpolair Polda Sumut Kombes Pol Ario Gatut Kristianto melalui Kasubsi Gakkum AKBP Baharuddin Deski dan Kasi Tindak Kompol J Tamba mengatakan, komplotan tersangka berjumlah lima orang dan dipimpin Ucok Ceper. “Perompakan di laut menjadi atensi pimpinan dan kita terus berupaya menangkap mereka. Apalagi identitas dan keluarga ketiganya sudah diketahui,” sebutnya. Modus yang dilakukan tersangka dengan menggunakan sampan kecil dan berpura-pura sebagai nelayan untuk meminta sesuatu kepada korban. Setelah naik dan akrab dengan korban, aksi perampokan dimulai dengan mengancam korban menggunakan senjata api mainan atau senjata tajam. “Tersangka ditangkap atas laporan nakhoda KMWulandari
Agus Salim yang selamat setelah disandera 7 hari,” kata Tamba. Sebelumnya, nakhoda KM Wulandari Agus Salim disandera perompak saat mencari ikan di perairan sekitar Lampu Satu Kwala Belawan, Rabu (7/11). Setelah tujuh hari disandera, korban berhasil lolos dari penyekapan ketika komplotan tersangka pesta narkoba. Polisi selama ini sulit mengungkap kasus perompak di laut karena nelayan sebagai korban takut melapor dengan alasan diancam pelaku. Padahal itu tidak boleh terjadi jika nelayan ingin aman saat mencari nafkah. “Polisi dengan jumlah personel dan kapal patroli yang ada tetap membela nelayan. Namun, kami butuh bantuan nelayan untuk pengamanan laut yang luas ini,” tutur Deski. (h03)
MEDAN (Waspada): Ganesha Operation (GO) Cabang Medan kembali menggelar seminar motivasi M3 (Meeting on Maximazing Motivation) untuk siswa kelas 3 SMA dan 3 SMP serta orangtua, di Auditorium USU Medan, Minggu (3/2). Tema seminar kali ini yakni The Power of Change, dengan pembicara Kepala Cabang GO Medan Ir Jamso Haryono MM. Menurut Jamso, pemilihan tema ini didasarkan pentingnya perubahan sikap untuk bisa meraih visi. “Aturan-aturan dalam dunia pendidikan berubah, tantangan semakin berat, maka kalau siswa tidak berubah pola belajar dan sikap hidupnya maka akan gagal,” tuturnya. Kata dia, pada dasarnya esensi kehidupan adalah perubahan dan yang tidak mau berubah akan punah. “Dinosaurus hewan yang begitu kuat dan perkasa di masa lalu punah karena tidak sanggup merespons perubahan. Pesawat terbang Concord yang kecepatannya melampaui kecepatan suara dan jaya di masa lalu hanya bisa bertahan 27 tahun karena tidak mau berubah, sangat boros bahan bakar, akhirnya masuk museum dan menjadi kenangan masa lalu,” ujarnya. Namun, lanjut Jamso, untuk berubah tentu tidak mudah karena banyak hambatan yang membuat kita tetap ingin berada pada zona nyaman, di antaranya malas, takut, dan sombong. “Tetapi bagi orang yang punya visi dalam hidupnya harus mampu menyingkirkan hambatan – hambatan tersebut. Diperlukan keberanian, tekad, dan komitmen yang kuat berubah lebih baik,” katanya. Dia menambahkan, dalam menghadapi SNMPTN dan SBMPTN GO memiliki strategi khusus. “Di GO sudah tersedia toolsnya di antaranya buku strategi menuju sukses, tutorial service time, mengerjakan empat soal per bidang studi per hari secara mandiri, try out berkala dan online, evaluasi prestasi belajar, dan lainnya,” sebut Jamso sembari mengatakan, tahun ini GO kembali membuat target mengantarkan siswa terbanyak lulus PTN dan meningkat 50 persen dibanding tahun 2012. Ketua panitia seminar dan Wakil Kepala Cabang GO Medan Sadar Sinaga ST mengatakan, acara seminar tersebut dipersiapkan dengan baik karena bagi GO keberhasilan siswa adalah segalanya. “Oleh sebab itu selain memberikan materi pelajaran di kelas dan di ruang diskusi, fasilitas buku-buku pendukung yang sangat lengkap, kami juga harus memberi motivasi untuk membakar semangat mereka menghadapi setiap tantangan,” kata Sadar. (h02)
Waspada/Ist
KEPALA Cabang GO Medan Ir Jamso Haryono MM, memotivasi siswa SMP dan SMA di Auditorium USU.
Medan Metropolitan
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
A5
Dirut, Kacab PT PP Tersangka Kasus Lahan Sirkuit Pancing
Waspada/Ismanto Ismail
KAPOLSEK Sunggal Kompol M. Luther Dachi, S.Sos, SH (kanan) didampingi Kanit Provost Aiptu Q Sihombing (dua dari kanan), Panit Reskrim Aiptu G. Manalu, SH (kiri) dan Aiptu T. Simanjorang, SH (dua dari kiri) sedang menginterogasi tersangka sambil memperlihatkan senjata api mainan.
Polsek Sunggal Bongkar Sindikat Curanmor
Tiga Tersangka Ditangkap, Tujuh Panah Beracun Dan Senpi Mainan Disita MEDAN (Waspada): Tim khusus (Timsus) Reskrim Polsek Sunggal membongkar sindikat pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang sering beraksi di wilayah hukum Polresta Medan. Tiga tersangka berhasil ditangkap dan sejumlah barang bukti disita, Selasa (5/2) siang. Tersangka yang ditangkap yakni, MA alias F, 19, penduduk Jln. Perjuangan, Gg. Sederhana; F alias D, 29, penduduk Jln. Perjuangan, Gg. Pribadi, Hrt alias Hari, 31, penduduk Jln. Pribadi. Sedangkan barang bukti yang disita yakni tujuh anak panah beracun, senjata api mainan,
senjata tajam, alat hisap sabu, enam handphone, kunci leter T dan lainnya. Kapolsek Sunggal Kompol M. Luther Dachi, S.Sos, SH mengatakan, tiga tersangka curanmor ini sering beraksi pada pukul 02:00 hingga 06:00. Mereka ditangkap personel Polsek Sunggal dipimpin Kanit Reskrim Iptu Bambang Gunadi Hutabarat, SH, MH dibantu Panit Reskrim Aiptu G. Manalu, SH. Dachi menjelaskan, penangkapan sindikat curanmor ini bermula ketika Timsus Reskrim Polsek Sunggal melakukan Operasi Hunting di sejumlah lokasi yang dianggap rawan kejahatan yakni Jln. Gagak Hitam/ Ringroad, Jln. Kaswari, Jln. TB.
Pembobol Rumah PNS Dishub Ditangkap MEDAN (Waspada): Polsek Sunggal menangkap tersangka JS alias Ucok, 17, yang terlibat dua kali melakukan pencurian di rumah tetangganya Runella Sinuraya, 55, PNS Dinas Perhubungan (Dishub), dalam penyergapan di Jln. Sei Kapuas Medan, Senin (4/2). Dari tersangka JS, penduduk Jln. Sei Kapuas, Kel. Babura, Kec. Medan Sunggal, disita barang bukti sepedamotor Yamaha Mio Soul warna merah BK 4239 ADK bersama STNKnya, handphone Black Berry, telivisi LSD 24 inci, gunting besi, dan lainnya. Informasi diperoleh Waspada di lapangan, tersangka melakukan pencurian di rumah Runella Sinuraya sudah yang kedua kalinya. Pertama, tersangka melakukan pencurian pada Senin (7/1) dinihari pukul 02:00, disaat korban Sinuraya bersama keluarganya dengan lelap tidur. Dia masuk ke dalam rumah terlebih dulu mencongkel jendela kaca dengan menggunakan gunting potong. Setelah jendela rumah terbuka, tersangka Ucok mengambil tas berisikan uang Rp20 juta dengan mempergunakan sepotong kayu. Kedua, pada Kamis (10/1) pagi pukul 06:00, tersangka Ucok masuk ke dalam rumah korban yang saat itu pintunya tidak terkunci. Dia langsung menuju ke grasi mobil. Dari dalam rumah korban, dia mengambil uang Rp15,5 juta dan dua handphone. Kapolsek Sunggal Kompol M Luther Dachi SSos, SH, mendapat informasi pencurian itu langsung menurunkan timsusnya dipimpin Kanit Reskrim Iptu Bambang Gunadi Hutabarat SH, MH dibantu Panit Reskrim Aiptu G Manalu SH. Petugas menangkap tersangka Ucok berikut barang bukti hasil kejahatannya. Untuk pengusutan lebih lanjut, dia dijebloskan ke dalam tahanan Mapolsek Sunggal. (m36)
Warga Pabrik Tenun Peringati Maulid MEDAN (Waspada): Ratusan kaum muslimin Jln. Pabrik Tenun, Lingkungan 5 dan 6, Kel. Sei Putih Tengah, menghadiri peringatan Maulid atau kelahiran Nabi Muhammad SAW, Sabtu (2/2) malam. Peringatan hari besar Islam seperti Maulid sudah menjadi aktifitas rutin setiap tahun dilaksanakan, namun peringatan kali ini dengan thema “Membangun masyarakat yang berjiwa Islami”. Pelaksanaan Mulid Nabi Muhammad atas kerjasama Persatuan Warga Muslim (kaum bapak) dan PRM (Persatuan Remaja Muslim) Al Lail, Sei Putih Tengah. Ketua Panitia IndraWahyudi menyebutkan, peringatan Maulid dan hari besar keagamaan lain dilaksanakan untuk menambah keyakinan dan kekhusukan masyarakat dalam beribadah serta meningkatkan ukhuwah sebab masyarakat muslim di Sei Putih Tengah tergolong minoritas. Kebersamaan kaum remaja dan orangtua dalam mensukseskan pelaksanaan peringatan Maulid menjadi ukhuwah yang tidak terhingga, sebab kesibukan dalam aktifitas sehari-hari sulit ketemu antara yang satu dengan yang lainnya. Ustadz Musour Siregar dalam ceramah agamanya lebih menekankan ukhuwah dan pembangunan masyarakat yang berjiwa Islami, sebab saat ini banyak kalangan Islam tidak lagi berjiwa Islami yang sesungguhnya. Semua perbuatan yang dilarang Allah dilakukannya, jika dalam keluarga seperti itu bagaimana nantinya akan melahirkan generasi Islam yang baik. Tokoh masyarakat Sei Putih Tengah Jamil Lubis mengakui, persatuan kalangan muslim Sei Putih Tengah saat ini cukup kuat apalagi dengan seringnya kegiatan yang sifatnya keagamaan. “Kita harus bina generasi muda Islam dengan menggerakkan iman mereka untuk membangun kebersamaan,” ujarnya. Ke depan dengan modal pembinaan yang dilakukan para orangtua, maka anak muda di daerah ini akan semakin kuat pembagunan jiwa islaminya, sebab satu modalnya dengan persatuan dan kebersamaan. (m18)
Simatupang, Jln. Kapten Soemarsono, Jln. Setiabudi, Jln. Ngumban Surbakti, Jln. Karya Sembada kawasan Komplek Koserna. Saat melintas di Jln. Karya Sembada, Kanit Reskrim Polsek Sunggal Iptu Bambang Gunadi Hutabarat, SH, MH mendapat informasi tentang keberadaan tersangka F yang terlibat berbagai kasus pencurian kendaraan bermotor. Iptu Bambang dan personelnya langsung menuju ke lokasi dan berhasil meringkus tersangka F dari kediamannya. Tidak cukup menangkap tersangka F, Kapolsek Sunggal Kompol M. Luther Dachi, S.Sos, SH menginstruksikan Timsus Reskrim untuk melakukan pengembangan. Hasilnya, dua tersangka yang menjadi anggota sindikat curanmor tersebut berhasil diringkus beserta sejumlah barang bukti. Saat diinterogasi, kata Dachi, ketiga tersangka mengaku sudah belasan kali melakukan pencurian sepedamotor. Tersangka F melakukan pencurian sepedamotor bersama teman-
nya berinisial A, 19, penduduk Jln. Sunggal (masih diburon). Tersangka F dan A mencuri sepedamotor Yamaha Vixion di Jln. Setiabudi depan Pizza Hut, Kawasaki Ninja RR di Jln. Setiabudi belakang Pasar Pagi, Yamaha Mio di rumah kos kawasan Pasar Sei Sikambing, Yamaha Mio di Jln. Kapten Muslim dekat Millenium Plaza, Yamaha Mio di Jln. Letjen Jamin Ginting, Yamaha Mio Soul di kawasan Simpang Pemda Medan. Seluruh sepedamotor hasil curian tersebut diserahkan kepada tersangka H, kemudian dijual kepada tersangka D. Guna menekan aksi pencurian sepedamotor, Dachi mengimbau masyarakat agar menggunakan kunci ganda saat kendaraannya sedang parkir. “Dari kasus yang kita ungkap, sepedamotor tersebut dicuri saat parkir di teras rumah, garasi dan halaman toko. Seluruh sepedamotor tersebut hanya menggunakan kunci standar (tanpa kunci ganda) sehingga pelaku dengan mudah mencurinya,” ujar Dachi. Selain itu, lanjut Dachi, jajaran Polsek Sunggal terus me-
ningkatkan volume razia, patroli dan Operasi Hunting guna menekan kasus kejahatan yang meresahkan masyarakat. Hal ini sesuai instruksi Kapoldasu Irjen Pol. Drs. H. Wisjnu Amat Sastro, SH dan ditindaklanjuti Kapolresta Medan Kombes Pol. Drs. H. Monang Situmorang, SH, MSi. Sementara itu, tersangka F mengaku usai menjalani hukuman di LP Tanjunggusta pada tahun 2011 akibat terlibat kasus pencurian sepedamotor. “Saya beraksi bersama A. Hasil kejahatan digunakan untuk foyafoya bersama teman,” jelas F. Sedangkan tersangka H mengaku membeli sepedamotor Kawasaki Ninja RR warna hitam dari D dengan harga Rp3,5 juta. Selanjutnya sepedamotor itu dijual kepada Id seharga Rp4 juta. “Yamaha Jupiter MX dibeli dari tersangka D seharga Rp1 juta dan dijual kembali kepada Id seharga Rp1,5 juta. Yamaha Mio dibeli dari tersangka D seharga Rp1,3 juta dan dijual kepada Id seharga Rp1,5 juta,” kata tersangka Hari. (m36)
MEDAN (Waspada): Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara (Kejatisu) menetapkan Direktur Utama dan Kepala Cabang PT Pembangunan Perumahan (PP) menjadi tersangka kasus alihfungsi lahan Sirkuit Pancing Medan. Hal itu diungkapkan Kasi Penkum Kejatisu Marcos Simaremare, di Hotel Tiara Medan, Selasa (5/2). “Kedua tersangka adalah D mantan Dirut PT Pembangunan Perumahan dan S mantan Kepala Cabang Sumut PT Pembangunan Perumahan. Mereka ditetapkan sebagai tersangka dugaan korupsi penjualan aset negara yang berlokasi di Jalan Pancin/Williem Iskandar, Desa Medan Estate, Kec. Percut Seituan, Deliserdang, pada tahun 1997,” ujarnya. Namun, Marcos yang ditanya seputar kerugian negara dalam perkara itu mengaku belum bisa memastikan. Pasalnya, audit masih dilakukan oleh pihak BPKP perwakilan Sumut. “Tetapi kerugian negara ini menyangkut lahan. Lahannya cukup luas yaitu 20 hektar,” katanya. Meski status penyidikan perkara tergolong cepat, namun Kejatisu belum ada menetapkan tersangka dari pihak Pemprovsu ataupun pengembangyangmembelilahantersebut.Alasannya, perkara ini masih berjalan dan terus bergulir. “Penetapan tersangka itu adalah hasil kesimpulan penyidikan. Dua tersangka sudah pernah dipanggil dalam kapasitasnya sebagai saksi, tetapi untuk status tersangka belum kita panggil. Saksi lain antara lain pihak BPN Deliserdang juga pernah kami panggil,” tutur Marcos. Ditanganinya perkara ini mulai dari penyelidikan dan naik ke penyidikan berasal dari beberapa informasi termasuk dari masyarakat dan personel Intelijen Kejaksaan. Selain itu, pihaknya mengaku informasi diperoleh dari pemberitaan selama ini di Medan, terkait perkara tersebut. “Soal pelapor siapa itu kan dilindungi oleh undang-undang. Kasus ini juga masih baru jalan dua bulan. Kecuali kalau dihentikan diam-diam
kasus ini baru bisa kamu bilang kenapa terkesan ditutup-tutupi. Tetapi Paling telak dan menjadi masalah adalah PT PP ini kan BUMN. Untuk saat ini pengalihan lahan dari Pemprovsu ke PT PP okelah kita anggap sesuai prosedur, dan PP dianggap tidak jelas kenapa bisa lahan menjadi milik swasta. Itu yang sedang kita kaji dan bagaimana perpindahan sebenarnya,” katanya. Sebelumnya, Kajatisu Noor Rachmad mengatakan, sudah ada menetapkan tersangka. Namun tidak merinci siapa-siapa saja nama pelaku dan bagaimana bentuk modus korupsi yang dilakukan dalam perkara tersebut. “Sudah ada tersangkanya. Tetapi tanya ke Marcos (Kasi Penkum) untuk lengkapnya,” ujarnya. Seperti diketahui bahwa Pemprovsu sempat dituding menjual arena olahraga balap road race di Jalan Pancing Medan kepada developer perumahan. Selain itu, developer juga diduga berkonspirasi dengan pengusaha dalam peralihan hak atas tanah negara seluas 20 hektar di Jalan Pancing, Medan Estate. Hal tersebut membuat DPRD SU gerah dan langsung meninjau lokasi beberapa waktu lalu. Diketahui pula, sirkuit road race di Jalan Pancing tersebut dibangun menggunakan APBD Sumut yang dikucurkan bertahap, yakni tahun 2007 senilai Rp1,7 miliar, tahun 2008 senilai Rp900 juta, dan tahun 2010 senilai Rp3,7 miliar. Tanah negara seluas 20 hektar itu awalnya merupakan bagian dari 45,5 hektar eks Hak Guna Usaha (HGU) PTPN IX yang dikuasai Pemprovsu selaku pemegang Hak Pengelolaan Lahan (HPL). Dengan peruntukan fasilitas pendidikan, sosial dan pemerintahan, berdasarkan Berita Acara No 593/6714/17/BA/1997, tanggal 5 Mei 1997, Pemprovsu kemudian mengalihkan ke20 hektar tersebut kepada PT Pembangunan Perumahan (PP) Cabang I, dengan status pemegang Hak Guna Bangunan (HGB) selama 30 tahun. (m38)
Mantan Bupati Palas Diboyong Dari Jakarta MEDAN (Waspada): Mantan Nupati Padang- Ridho Harahap, mantan Kadis PU Ir Chairul lawas (Palas) Basyrah Lubis ditahan penyidik Windu yang saat ini sudah ditahan, Pejabat Subdit III/Tipikor Direktorat Reskrimsus Polda Pembuat Komitmen Abdul Hamid Nasution dan Sumut setelah diboyong dari Jakarta, Selasa (5/ Bendahara Umum Daerah (BUD) Paruhum 2). Tersangka korupsi proyek multi years Palas Daulay. senilai Rp6 miliar itu tiba di Bandara Polonia, Proyek multi years bernilai Rp6 miliar itu Medan sekira pukul 11:00, langsung dibawa ke berasal dari Dana Alokasi Khusus dan Dana Mapoldasu. Alokasi Umum (DAK/DAU) Pemkab Palas TA Mengenakan kemeja abu-abu, Basyrah 2009. Anggaran ditujukan untuk pembangunan tampak pucat. Dia dikawal sejumlah aparat prasarana perkantoran yang dibangun di atas kepolisian yang menjemputnya dari Rumah Sakit lahan seluas 5 ha. Tiong, Jakarta Pusat. Direktur Reskrimsus Poldasu Dugaan korupsi terjadi karena mantan Bupati Kombes Pol. Sadono Budi Nugroho kepada Palas menggelontorkan anggaran itu sebelum Waspada mengatakan, begitu sampai di Medan, adanya pengesahan DPRD. Anggaran tersebut tersangka langsung diboyong ke Polda untuk kemudian digunakan untuk membeli lahan milik menjalani pemeriksaan. Ketua DPRD Palas, dan sisanya untuk proyek “Langsung kita bawa ke Polda untuk menja- awal pembangunan perkantoran. Selain bermalani pemeriksaan, tetapi kodisinya lemah, jadi salah karena belum ada persetujuan DPRD, juga perlu dilakukan pemeriksaan kesehatan,” kata terjadi mark up anggaran yang diduga melibatkan Sadono sembari menyebutkan Basyrah Lubis Kadis PU, Pejabat Pembuat Komitmen, dan ditangkap saat berobat di RS Tiong Jakarta Selatan. Bendahara Umum Daerah.(m27) Catatan dokter, Basyrah mengalami hipertensi (darah tinggi) dan trombositnya rendah. Namun penahanan terhadap Basyrah tetap dilakukan, karena yang bersangkutan tidak kooperatif saat menjalani pemeriksaan. “Tetapi kita cek dulu kesehatannya, kalau tidak memungkinkan ditahan dalam sel, dia akan dirawat di RS Bhayangkara dengan pengawalan polisi,” sebutnya. Karena tidak dalam posisi dibantarkan, kata Sadono, maka tidak ada pengurangan masa tahanan jika Basyrah Lubis menjalani perawatan di RS Bhayangkara. Diberitakan kemarin, mantan Bupati Palas itu ditangkap tim dari Subdit III/Tipikor Poldasu di RS Tiong Jln. Kramat Waspada/gito ap Raya, Jakarta Pusat, Senin (4/ 2). Basyrah ditetapkan sebagai MANTAN Bupati Palas Basyrah Lubis, tersangka korupsi Rp6 miliar, tersangka bersama empat orang diapit dua petugas kepolisian yang membawanya ke Mapoldasu, lainnya, yakni Ketua DPRD Palas Selasa (5/2).
Yaspendhar Resmikan Klinik Dan Website Harapan Waspada/Zulkifli Darwis
PLT PENGURUS Daerah II FKPPI Sumut diabadikan bersama dengan Wakil Penanggungjawab dan Wakil Humas Harian Waspada.
Pelaksana Tugas Pengda II FKPPI Sumut Silaturahmi Ke Waspada MEDAN (Waspada): Pelaksana Tugas Pengurus Daerah II Forum Komunikasi Putra Putri Purnawirawan dan Putra Putri TNI/Polri (FKPPI) Sumatera Utara melakukan kunjungan silaturahmi ke Gedung Bumi Warta Harian Waspada Medan, Selasa (5/2). Kedatangan Pelaksana Tugas Pengda II FKPPI Sumut terdiri dari Ketua Ir. AR Krisman Purba, Wakil Ketua Ir. B. Uca Sinulingga dan Sekretaris Ir. A. Norman Sianturi serta anggota M. Fuad Lubis diterima Wakil Penanggungjawab Harian Waspada H. Sofyan Harahap serta Wakil Humas dan Promosi Aidi Yursal. Ketua Pelaksana Tugas Pengda II FKPPI Sumut Ir. AR. Krisman Purba mengatakan, terbentuknya Pelaksana Tugas (Plt) Pengda II FKPPI Sumut berdasarkan keputusan Pimpinan Pusat FKPPI di Jakarta. Seiring dengan terbentuknya Plt, pengurus pusat juga memberikan amanah untuk melakukan Musda.
Ir AR Krisman Purba menegaskan, Musda VIII FKPPI Sumut ini didukung seluruh pengurus daerah kabupaten/kota yang berlangsung pada 5 - 7 Februari 2013 di Asrama Haji Medan. Kemudian pelantikan pengurus terpilih pada 8 Februari 2013 di Lapangan Benteng Medan. Menurut Krisman, kunjungan ini untuk meningkatkan silaturahmi antara pengurus FKPPI Sumut dengan Harian Waspada Medan. ‘’Seluruh keluarga besar FKPPI mengharapkan hubungan dengan Harian Waspada menjadi lebih baik lagi dan memohon maaf kepada seluruh keluarga besar Harian Waspada atas ketidakharmonisan hubungan selama ini akibat tindakan sekelompok oknum,’’ jelasnya. Wakil Ketua Plt. Pengda II FKPPI Sumut Ir. B. Uca Sinulingga mengharapkan seluruh keluarga besar FKPPI Sumut untuk bersatu dan legowo dengan keadaan saat ini, dimana yang pintar jangan menggurui, yang
cepat jangan mendahului serta yang tajam jangan melukai. ‘’Marilah bersatu terutama dalam melaksanakan Musda nanti,’’ jelasnya. Sementara itu, Wakil Penanggungjawab Harian Waspada H. Sofyan Harahap menyambut baik kunjungan silaturahmi Plt Pengda II FKPPI Sumut. Kunjungan ini merupakan suatu kehormatan dan Harian Waspada sangat menghargai silaturahmi ini. Harian Waspada, kata Sofyan, merupakan media massa yang sangat membutuhkan hubungan baik dengan semua pihak. Sebab, media massa tidak dapat dipisahkan dengan nara sumbernya karena mempunyai hubungan yang saling membutuhkan dan menguntungkan. Sedangkan Wakil Humas dan Promosi Aidi Yursal juga mengharapkan kunjungan ini mendatangkan manfaat guna menjalin lembaran baru antara Har ian Waspada dengan seluruh keluarga besar FKPPI Sumut.(m35)
MEDAN (Waspada): Peringatan Hari Ulang prasarana pendidikan di Harapan. Website Tahun (HUT) ke-46 Yayasan Pendidikan Harapan dengan alamat www.harapan.ac.id dimaksudkan Medan (Yaspendhar) ditandai dengan peresmian untuk memberikan informasi kepada seluruh Klinik Harapan dan Website Harapan oleh Ketua siswa, orangtua atau seluruh stakeholder I Yaspendhar dr. Aman Bakti Pulungan, SpA di Yaspendhar. Informasi yang dapat diakses pada Kampus II Harapan Johor, Senin (4/2). website ini antara lain informasi masing-masing Kegiatan diawali upacara pengibaran bendera unit sekolah mulai dari TK hingga Sekolah Tinggi di Kampus I Jln. Imam Bonjol dan Kampus II Hara- serta jajaran Yaspendhar. pan Johor diikuti seluruh unit mulai TK, SD, SMP, Turut hadir di antaranya Ketua I Yaspendhar SMA dan Mahasiswa Sekolah Tinggi Yaspendhar. dr. Aman Bakti Pulungan, SpA, Ketua III Drs. H. Di Kampus I, bertindak sebagai Pembina Upacara Awaluddin Sibarani, Sekretaris I Drs. H. Sarifuddin Ketua I Yaspendhar dr. Aman Bakti Pulungan, Alianafiah, MPd, Sekretaris II H. Saiful Nahar, SpA. Sedangkan Kampus II Harapan Johor, Drs SE, MM, Bendahara II Drs. H. Edi Zulfikar. H. Awaluddin Sibarani, MSi menjadi Pembina Kemudian Ka SD I Parlindungan Lubis, MPd, Upacara. Ka SD 2 Drs. Sadaril, Ka SD Drs Anwar, Ka SMP Sebagai bentuk penghargaan, Yayasan mem- 1 Drs. H. Ojak Manurung, MPd, Ka SMP 2 berikan pin emas kepada guru dan karyawan yang sekaligus Ketua Humas Sabilal Lubis, MPd, Ka telah mengabdi selama 30 tahun atau lebih. Pene- SMP 2 Suryahadi Marwan, MPd, Ka SMA 1 Drs. rima pin emas di antaranya Drs. H. Jalaluddin H. Sofyan Alwi M.Hum, Ka SMA 2 Drs. H. Mujiyo, Hasibuan (guru SD Harapan 2), Drs. Azmil (dosen MSi sekaligus Ketua Panitia HUT Yaspendhar STBA), Paiman Yusdarsono (dosen STBA), Ribud- dan Ka SMA Abdil Jalil.(m31) din (karyawan), Mujammil (karyawan) dan Sugiono (Satpam). Acara dilanjutkan dengan penyerahan piagam penghargaan dan hadiah kepada siswasiswi berprestasi mulai dari tingkat TK hingga SMA. Setelah itu kegiatan dirangkai dengan peresmian Klinik dan Website Harapan oleh Ketua I Yaspendhar. Ketua III Drs. H. Awaluddin Sibarani mengatakan, keberadaan Klinik Harapan untuk membantu siswa/siswi, guru dan karyawan yang sakit di sekolah. Karena itu, klinik tersebut dijaga seorang dokter dan Waspada/ist perawat setiap hari. KETUA I Yaspendhar dr. Aman Bakti Pulungan, SpA didampingi Klinik dan website ini bertu- Ketua III Drs. H Awaluddin Sibarani menggunting pita pertanda juan melengkapi sarana dan diresmikannya Klinik Harapan di Kampus II Johor, Senin (4/2)
Medan Metropolitan
A6
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Pengukuran Lahan Masjid Raudhatul Islam Batal Petugas BPN Medan Tak Datang MEDAN (Waspada): Pengukuran lahan untuk pembangunan kembali Masjid Raudhatul Islam di Jalan Yos Sudarso Gang Peringatan, Kel. Silalas, Kec. Medan Barat, yang rencananya dilakukan oleh petugas Badan Pertanahan Nasional Kota Medan, Selasa (5/2), akhirnya batal. Pasalnya, tak seorangpun petugas BPN Kota Medan datang ke lokasi tersebut.
Pantauan Waspada di lokasi Masjid Raudhatul Islam, sekira pukul 13:30, tiga pegawai Dinas Perumahan dan Permukiman (Perkim) Kota Medan datang ke lokasiarealmasjiddanmelakukan pengukuran luas areal tanah. Namun, pengukuran tanah yang dilakukan oleh pegawai Dinas Perkim tersebut tidak bisa menjadi patokan, selain itu Dinas Perkim juga tidak mengetahui letak titik nol, apalagi mereka tidak melihat sertifikat wakaf
Jadwal Penerbangan Di Bandara Polonia No. Penerbangan Ke Flight
Pukul
Tiba Dari
Flight
GARUDA INDONESIA 1 Jakarta GA-181 2 Jakarta GA-183 3 Jakarta GA-185 4 Jakarta GA-187 5 Jakarta GA-189 6 Jakarta GA-191 7 Jakarta GA-193 8 Jakarta GA-147 9 Jakarta GA-195 10 Banda Aceh GA-142 11 Banda Aceh GA-14.6
05.20 08.45 10.30 11.55 14.10 15.55 17.55 18.45 19.55 09.45 14.50
Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Banda Aceh Banda Aceh
GA-180 GA-182 GA-184 GA-186 GA-146 GA-188 GA-190 GA-192 GA-196 GA-143 GA-147
08.00 09.45 11.10 13.20 14.20 15.10 17.10 19.10 22.00 12.25 17.55
CITILINK 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Batam 5 Batam
8.40 18.50 20.05 10.00 14.20
Jakarta Jakarta Jakarta Batam Batam
QG-830 QG-832 QG-834 QG -881 QG-883
08.05 09.05 09.35 13.15 17.55
QG-831 QG-833 QG-835 QG-880 QG-882
Pukul
AIR ASIA 1 Kuala Lumpur QZ-8050 06.05 2 Kuala Lumpur QZ- 8054 11.20 3 Kuala Lumpur AK- 1351 08.00 4 Kuala Lumpur AK-1355 17.25 5 Penang QZ-8072 10.40 6 Penang AK-5837 18.30 7 Kuala Lumpur AK-1357 21.25 8 Baangkook QZ-8084 17.00 9 Bandung QZ-7987 08.25 10 Surabaya QZ-7611 11.35 11 Bandung QZ-7981 17.10 12 Banda Aceh QZ-8022 11.00 13 Pekanbaru QZ-8028 07.00 Selasa, Kamis, Sabtu
Kuala Lumpur QZ-8051 Kuala Lumpur QZ-8055 Kuala Lumpur AK-1350 Kuala Lumpur AK-1354 Penang QZ-8073 Penang AK-5836 Kuala Lumpur AK-1356 Bangkok (2,4,6) QZ-8085 Bandung QZ-7986 Surabaya QZ-7610 Bandung QZ-7980 Banda Aceh QZ-8023 Pekanbaru QZ-8029 Selasa, Kamis, Sabtu
08.30 10.55 07.35 17.00 16.30 18.15 21.05 29.55 05.35 11.10 19.55 13.20 10.30
LION AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Jakarta 5 Jakarta 6 Jakarta 7 Jakarta 8. Jakarta 9 Jakarta 10 Jakarta 11 Jakarta 12 Jakarta 13 Jakarta 14 Penang 15 Penang 16 Jakarta 17 Jakarta 18 Jakarta 19 Jakarta 20 Jakarta 21 Surabaya 22 Surabaya 23 Banda Aceh 24 Jakarta
JT- 211 JT- 381 JT- 397 JT- 207 JT- 301 JT- 395 JT- 303 JT- 215 JT-201 JT- 387 JT-399 JT-383 JT-385 JT-1282 JT-1288 JT-205 JT-203 JT-219 JT-309 JT-209 JT-0970 JT-972 JT-396 JT-305
0545 06.45 07.50 08.40 10.00 11.00 11.50 12.25 12.50 13.50 15.20 15.50 17.00 08.05 13.35 2010 18.00 20.40 19.10 21.00 07.00 12.55 12.15 18.30
Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Penang Penang Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Surabaya Surabaya Banda Aceh Jakarta
JT-380 JT-300 JT-394 JT-302 JT-214 JT-200 JT-204 JT-398 JT-382 JT-384 JT-202 JT-212 JT-396 JT-1283 JT-1289 JT-206 JT-208 JT-386 JT-308 JT-218 JT-971 JT-973 JT-397 JT-210
08.20 09.20 10.20 11.10 11.40 12.10 13.10 14.40 15.10 16.20 17.20 17.50 19.45 10.25 15.55 9.20 18.25. 21.05 22.20 23.20 12.15 16.00 07.05 07.20
MALAYSIA 1 Kuala Lumpur 2 Kuala Lumpur
MH-861 MH-865
09.40 15.45
Kuala Lumpur Kuala Lumpur
MH-860 MH-864
08.50 15.00
SILK AIR 1 Singapura 2 Singapura
MI-233 MI-237
08.40 20.35
Singapura Singapura
MI-232 MI-238
07.50 19.50
VALUAIR 1 Singapura (2.4,7) VF-282 2 Singapura (1,3,6) VF-284
11.45 17.55
Singapura (2.4.7) VF-281 Singapura (1,3,6) VF-283
11.05 17.15
SRIWIJAYA AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Batam 4 Pekanbaru 5 Pekanbaru 6 Banda Aceh 7 Penang 8 Padang
SJ-015 SJ-011 SJ-035 SJ-043 SJ-041 SJ-010 SJ-102 SJ-021
13.25 15.55 16.50 10.20 17.20 12.50 07.20 16.00
Jakarta Jakarta Batam Pekanbaru Pekanbaru Banda Aceh Penang Padang
SJ-010 SJ-016 SJ-034 SJ-042 SJ-040 SJ-011 SJ-103 SJ-020
11.00 16.20 14.55 11.50 15.45 14.20 09.50 14.10
FIRE FLY 1 Subang 2 Penang 3. Penang
FY -3413 FY- 3403 FY- 3407
14.35 10.55 18.20
Subang Penang Penang
FY-3412 FY-3402 FY-3406
14.05 10.35 17.55
07.30 11.45 18.50
Singapura Jakarta Jakarta
RI-862 RI-093 RI-097
08.00 12.00 19.30
MANDALA AIRLINE 1 Jakarta RI-092 2 Singapura RI-861 3. Jakarta RI-096
atas tanah tersebut. Pengukuran luas areal tanah dianggap sah bila dilakukan oleh BPN Kota Medan. Ironisnya, setelah ditunggu seharian, tak seorang pun petugas BPN yang datang. Karena petugas BPN Kota Medan tidak hadir, akhirnya pengukuran luas lahan masjid tersebut batal hingga membuat pengurus Aliansi Ormas Islam Sumatera Utara Pembela Masjid dan jamaah Masjid Raudhatul Islam kecewa. Ketua Umum Aliansi Ormas Islam Sumatera Utara Pembela Masjid Drs Leo Imsar Adnans mengaku kecewa dengan sikap pihak BPN Medan yang tidak datang untuk mengukur luas areal tanah dan bangunan. Padahal, pihak BPN hadir dalam pertemuan dengan Wali Kota Medan saat pertemuan membahas kembali pembangunan Masjid Raudhatul Islam. “BPN Medan seolah-olah tidak mendukung rencana pembangunan kembali masjid ini,” katanya. Dijelaskan Leo Imsar, pihaknya sudah memberitahukan ketidakhadiran petugas BPN Medan kepada Sekda Kota Medan. “Kami sudah melaporkan ketidakhadiran BPN Medan ke lokasi Masjid Raudhatul Islam dan kami mendapat informasi, bahwa pak Sekda besok pagi ke BPN Medan untuk mempertanyakan ketidakhadiran pegawai BPN tersebut,” ujarnya. Kata dia, bila BPN tidak datang juga pada hari ini Rabu (6/2), maka acara peletakkan
batu pertama pembangunan masjid pada Kamis (7/2) terancam gagal. Menurut Leo Imsar, luas areal Masjid Raudhatul Islam mencapai 242 m2 dan luasnya sama seperti yang tertera di dalam sertifikat wakaf tanah tersebut. Sebagaimana diketahui, Masjid Raudhatul Islam yang terletak di Jalan Putri Hijau Gang Peringatan, Kel. Silalas, Kec. Medan Barat, yang sempat dirubuhkan pengembang Maret 2011 lalu, akan dibangun kembali di lokasi semula dengan luas sesuai dengan sertifikat yang dimiliki. Sebagai tahap awal pembangunan, Dinas Perumahan dan Permukiman (Perkim) Kota Medan akan melakukan pengukuran, Selasa (5/2). Selanjutnya, Kamis (7/2), dilakukan peletakan batu pertama untuk dimulainya pembangunan. “Masjid Raudhatul Islam kita sepakati akan kita bangun kembali di tempat semula dengan luas yang sama. Dana pembangunannya sebesar Rp300 juta bersumber dari pengembang, PT Jatimasindo sebagian, tentunya Pemko Medan ikut membangun serta umat Islam yang ingin beramal di sana. Sebab, ada rencana masjid akan dibangun dua tingkat. Jadi besok (hari ini) Kadis Perkim akan mengukur ke sana dan direncanakan Kamis ini akan dilakukan peletakan batu pertama,” kata Wali Kota Medan Rahudman Harahap usai menggelar rapat Muspida bersama Forum Koor-
dinasi Pimpinan Daerah Kota Medan, Senin (4/2). Rapat dihadiri oleh Kapolresta Medan Kombes Pol Monang Situmorang, Dandim 0201/BS Letkol Inf Hendriyadi dan Ketua DPRD Medan Amiruddin, Forum Alinasi Umat Islam, pihak PT Jatimasindo
Nama KA
U.2 Sri Bilah U.4 Sri Bilah U.6 Sri Bilah U.8 Sri Bilah U.1 Sri Bilah U.3 Sri Bilah U.5 Sri Bilah U.7 Sri Bilah U.10 Sri Bilah U.12 Sri Bilah U.9 Sri Bilah U.11 Sri Bilah U.14 Putri Deli U.16 Putri Deli U.18 Putri Deli U.13 Putri Deli U.15 Putri Deli U.17 Putri Deli U.22 Siantar Ekspres U.21 Siantar Ekspres PLB 7000 Sri Lelawangsa PLB 7002 Sri Lelawangsa PLB 7004 Sri Lelawangsa PLB 7008 Sri Lelawangsa PLB 7010 Sri Lelawangsa PLB 7012 Sri Lelawangsa PLB 7001 Sri Lelawangsa PLB 7003 Sri Lelawangsa PLB 700 Sri Lelawangsa PLB 7009 Sri Lelawangsa PLB 7011 Sri Lelawangsa PLB 7012 Sri Lelawangsa
Kelas
Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Bisnis Bisnis Bisnis Bisnis Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi
Dari
Tujuan
Berangkat Datang
Medan Medan Medan Medan Rantau Prapat Rantau Prapat Rantau Prapat Rantau Prapat Medan Medan Binjai Binjai Medan Medan Medan Tanjung Balai Tanjung Balai Tanjung Balai Medan Siantar Medan Medan Medan Medan Medan Medan Tebing Tinggi Binjai Binjai Binjai Binjai Binjai
Rantau Prapat Rantau Prapat Rantau Prapat Rantau Prapat Medan Medan Medan Medan Binjai Binjai Medan Medan Tanjung Balai Tanjung Balai Tanjung Balai Medan Medan Medan Siantar Medan Tebing Tinggi Binjai Binjai Binjai Binjai Binjai Medan Medan Medan Medan Medan Medan
08.00 10.30 15.00 22.50 08.05 14.35 16.55 23.25 04.50 20.15 09.20 21.40 06.50 12.50 17.10 07.15 11.55 19.25 11.25 07.00 18.00 07.30 05.00 09.50 12.15 14.40 05.20 08.55 06.30 11.00 13.30 15.50
13.16 15.31 20.18 03.34 13.12 19.49 21.50 04.21 05.42 21.07 10.12 22.32 11.17 17.27 22.15 11.54 16.28 22.47 14.50 10.45 20.04 08.22 05.52 10.42 13.07 15.32 07.22 09.47 07.22 11.52 14.22 16.42
�Informasi��Pemesanan��-Stasiun���KA��Medan��(061)�4514114,��-Stasiun��KA���R.�Prapat�(0624)�21617.
jalan tersebut telah dianggarkan dan portal yang menuju masjid akan segera dibongkar. Hal itu dilakukan agar warga sekitar dapat dengan tenang dan khusuk ketika melaksanakan ibadah di Masjid Raudhatul Islam setelah selesai dibangun nantinya. Dalam rapat tersebut, Ra-
hudman kembali menegaskan selama dirinya menjadiWali Kota tidak akan ada lagi peruntuhan masjid di Kota Medan. “Prinsip saya sama, jangan ada lagi rumah ibadah yang dirubuhkan! Pasti tidak akan ada lagi masjid yang dirubuhkan selama saya menjadi wali kota,” tuturnya.(h04/cay)
Waspada/Arianda Tanjung
PETUGAS Dinas Perkim Kota Medan melakukan pengukuran terhadap lahan Masjid Raudhatul Islam di Jln. Yos Sudarso Gang Peringatan, Kel. Silalas, Kec. Medan Barat, Selasa (5/2). Pengukuran dilakukan terkait akan dibangun kembali masjid tersebut oleh pihak pengembang dan Pemko Medan.
Sutias Jenguk Bocah Korban Penganiayaan Kesbangpol Linmas Peringati Maulid MEDAN (Waspada): Sutias Handayani Gatot Pujo Nugroho meneteskan airmata saat menjenguk Helena Gea, bocah berusia dua tahun yang tengah dalam kondisi kritis dirawat di Rumahsakit Prof Dr Boloni Jalan Mongonsidi Medan, Senin (4/2). Bocah perempuan yang penuh luka bakar dan memar ini diduga keras menjadi korban penyiksaan keluarga terdekat. Saat menyaksikan bocah malang tergolek tak berdaya di ruang ICU, Sutias dengan seksama memperhatikan kondisi fisik Helena yang badannya penuh luka bakar dan kepala dengan luka memar. Sutias tak mampu menyembunyikan kesedihannya. “Kok tega ya orang melakukan tindakan sekejam ini kepada anak yang masih kecil begini,” ujar istri Plt Gubsu H Gatot Pujo Nugroho itu. Dengan mata berkaca-kaca Sutias membelai kepala Helena dan mengusap pipinya lembut. Dia kembali memperhatikan luka bakar dari kepala hingga kaki. Tampak bibir Helena yang lebam serta telapak kaki yang terluka bakar diduga bekas sudutan rokok. Sutias kemudian
memanjatkan doa semoga kesehatan Helena segera pulih. Usai menjenguk kepada wartawan Sutias menjelaskan, dirinya berkoordinasi ke Dinas Kesehatan Provinsi guna menelusuri lebih jauh latar belakang pasien. Selanjutnya Sutias juga akan berkoordinasi dengan kepolisian untuk mengetahui lebih jelas kasus yang terjadi sebenarnya. Berdasarkan laporan sementara yang diterima dari pihak rumah sakit mengatakan, pihak rumah sakit mendapat keterangan dari perusahaan yang merujuk bahwa pasien mengalami kekerasan yang dilakukan salah satu keluarga terdekatnya. “Kasus ini harus segera diselesaikan dan yang paling terpenting bagaimana korban dapat perawatan yang terbaik dan dapat kembali pulih,” kata Sutias. Sutias berjanji akan terus pantau perkembangan kesehatan dan berikan bantuan kepada pasien. “Jangan ada lagi Helena yang lain,” sebutnya. Dia mengimbau kepada masyarakat agar menjaga dan melindungi anak-anak dan ke-
luarga. “Anak adalah titipan dari Allah SWT dan generasi penerus bangsa, untuk itu kita harus menjaga dan memelihara mereka dengan baik bukan justru menganiayanya,” tutur Sutias. Direktur Rumahsakit dr Ikra Haryanti Harahap menjelaskan, pihaknya menerima pasien dua hari sebelumnya dengan kondisi penuh luka bakar dan memar. Pasien merupakan rujukan dari salah satu rumah sakit di Padang Lawas. “Kami sudah bersihkan lukanya dan karena ada luka memar di bagian kepala jika memungkinkan dalam waktu dekat akan kita lakukan operasi,” ujarnya. Sementara itu berdasarkan keterangan pengasuh yang ditugaskan menjaga korban di rumah sakit, Helena tinggal bersama bapaktuanya di perkebunan perumahan PT ANJ Afdeling VI Padanglawas. Perusahaan mengutusnya menjaga dan memenuhi kebutuhan Helena selama dirawat di rumahsakit tersebut. “Saya juga tidak tahu dimana orangtua Helena, setahu saya dia tinggal dengan bapaktuanya,” tuturnya.(m28)
MEDAN (Waspada): Kepemimpinan Rasulul- gen secara rukun, aman, damai, dan harmonis lah SAW diakui memiliki keteladanan luar biasa sehingga memberikan kesejukan dalam kehiduyang jika diikuti akan memberikan kemaslahatan pan sosial dan kemasyarakatan. Pada peringatan ini tersimpul bahwa kepeumat di antaranya mengajarkan pemimpin mimpinan Rasulullah SAW juga memiliki sifat jangan memberatkan yang dipimpin. Kepala Badan Kesbangpol Linmas Sumut Drs sense of crisis yaitu kepekaan atas kesulitan rakyat H Eddy Syofian MAP, mengemukakan hal itu pada yang ditunjukkan dengan kemampuan beremperingatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW pati dan simpati kepada pihak-pihak yang kurang 1434 H di Kantor Bakesbangpol Linmas Sumut beruntung. Secara kejiwaan, empati berarti kemampuan Jln, Jenderal Gatot Subroto Medan, Jumat (1/2). Penceramah Al Ustadz DR H Azhar Sitompul memahami dan merasakan kesulitan orang lain. pada acara yang diawali pembacaan ayat suci Empatidengansendirinyamendorongsimpatiyaitu Alquran oleh Khamsaniah Harahap Juara Hara- dukungan, baik moral maupun material untuk pan I Cacat Netra pada MTQN 2012 di Ambon, mengurangideritaorangyangmengalamikesulitan. Kemudian sense of achievement yaitu sejuga menguraikan panjang lebar keistimewaan mangat yang mengebu-gebu agar masyarakat kepemimpinan Rasulullah SAW. Pada acara yang dihadiri para Kabid dan dan bangsa meraih kemajuan. Tugas pemimpin Sekretaris Badan tersebut baik Eddy Syofian yang antara lain memang menumbuhkan harapan mantan Kadis Kominfo Sumut dan Pj Wali Kota dan membuat peta jalan politik menuju citaTebingtinggi maupun Al Ustadz DR H Azhar cita dan harapan itu.(m28) Sitompul mengajak segenap jajaran Kesbangpol Lin-mas meneladani Rasulullah SAW. “Sebagai abdi negara dan abdi masyarakat maka aparatur Kesbangpol harus benar-benar menjadi teladan dan pelayanan sosial kemasyarakatan. Untuk bisa menjadi terbaik maka aparatur harus meneladani sikap dan kepribadian Rasulullah SAW terutama dalam kepemimpinan Rasulullah SAW,” ujar Eddy Syofian. Ustadz Azhar Sitompul banyak memberikan contoh tentang kepemimpinan Rasulullah SAW yang saat ini sangat baik diimplementasikan dalam kehidupan berbangsa dan berWaspada/Amir Syarifuddin negara. Rasulullah SAW memi- PERINGATAN Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1434 H di liki keteladanan dalam mem- Kantor Bakesbangpol Linmas Sumut Jln. Jenderal Gatot Subroto persatukan umat yang hetero- Medan.
Zikir Paling Baik Dengan Lisan Dan Hati
Jadwal Perjalanan Kereta Api No KA
serta sejumlah pimpinan SKPD, di Balai Kota Medan. Selain itu, Rahudman mengungkapkan, pihaknya akan membangun Jalan Kelambir Lima yang selama ini menjadi akses jalan masuk menuju Masjid Raudhatul Islam. Kata dia, biaya untuk pengaspalan
Waspada/ist
PERWAKILAN Harian Waspada di Kabupaten Labuhanbatu Selatan menyerahkan bantuan biaya persalinan Rp1,5 Juta dari Dompet Dhuafa Singgalang dan Dompet Dhuafa Peduli Umat Waspada Medan kepada Gusri dan istrinya Suriati, keluarga kurang mampu di Dusun Padang Bulan, Desa Tanjung Medan, Kec. Kampung Rakyat, Kab. Labuhanbatu Selatan, Sabtu (19/1). Dana tersebut diberikan untuk biaya persalinan Suriati yang melahirkan anak ketiga, Zahra Azibah Listrianti di RS. Nur'aini, Kotapinang.
Warga Diminta Waspadai Hujan Deras Dan Angin Kencang MEDAN (Waspada): Akibat terjadi gangguan cuaca di Lautan Hindia, kondisi cuaca di kawasan Medan berubah-ubah (berfluktuasi) antara panas dan hujan. “Warga pesisir timur Sumut terutama kawasan Medan, agar meningkatkan kewaspadaan bakal terjadi hujan deras dan angin kencang,” kata Staf Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah I Stasiun Bandara Polonia Mega Sirait, Senin (4/2). Menurut Mega, seminggu ke depan masyarakat diminta agar berhati-hati terhadap kondisi udara di kawasan Medan. Cuaca masih berfluktuasi antara
panas dan mendung serta hujan. Adanya gangguan cuaca berupa tekanan rendah di Lautan Hindia,mengakibatkankandungan uap air di udara cukup tinggi. Kondisi ini ditambah lagi dengan suhu panas yang mempercepat pembentukan awan, menyebabkan hujan sering terjadi pada sore bahkan malam hari. Pada siang hari suhu panas antara32hingga33derajatcelcius, sementara pada malam hari terjadi hujan dibeberapa daerah termasuk kawasan Kota Medan. Karena itu peluang hujan deras dan angin kencang bakal terjadi lagi di pesisir timur dan pantai barat seperti kawasan Medan, Deliserdang, Langkat,
dan Sergei terutama daerah pinggir/bantaran sungai. “Selain itu, warga juga harus mewaspadai bakal terjadi longsor di Langkat, Karo, Simalungun, dan Dairi,” sebut Mega. Sedangkan kondisi gelombang laut, lanjut dia, di pantai barat seperti Nias antara 0,5 hingga 2,5 meter. Sementara di kawasan Selat Malaka, tinggi gelombang laut akan mencapai antara 0.5 hingga 1,5 meter. Kata Mega, tinggi gelombang laut saat ini belum mengganggu para nelayan mencari ikan di laut lepas. Namun, dia mengingatkan juga para nelayan tradisional agar berhati-hati turun ke laut. (m32)
anggota Majelis Zikir Az Zikra di antaranya HWarsidi, Ustadz Muslim, Ustadz Irwanto, H Sudarman Gurning, H Asmawi Siahaan, Hj Ernawaty Lubis, Hj Masnah, Hj Ningsih, Fahmi, Mariati, Ita dan pengurus lainnya. Shalat Tasbih dan zikir dipimpin Ustadz Muslim, sedangkan pembacaan ayat-ayat suci Alquran oleh Syazali SPdI. Menurut Sudirsan, dalam ajaran Islam, banyak kesempatan dan sarana yang Allah SWT sediakan bagi kaum muslimin untuk melaksanakan ibadah zikir. Seperti Mejelis Zikir Az Zikra Sumut yang telah memberikan pencerahan bagi umat Islam di wilayah Sumut, dengan menggelar zikir setiap pekan di masjid-masjid berbeda di Kota Medan. “Dalam kehidupan muslim, ada berbagai doa yang bisa dibaca dalam beragam aktivitas dan kesempatan. Mulai dari bangun tidur sampai tidur kembali, hampir seluruh satuan kegiatan ada doa khusus. Paling tidak, dalam setiap aktivitas muslim secara umum, seyogiyanya dimulai dengan membaca basmalah, yang juga mengandung makna zikir; menyebut dan mengingat Allah SWT. Rasul SAW bersabda: “Setiap amal yang tidak dimulai dengan nama Allah SWT, maka ia terputus dari keberkahan,” ujar Sudirsan. Kata dia, berzikir bisa dilakukan pada waktu menunggu antrean, waktu menunggu lampu merah, dan seterusanya. Mengisi waktu kosong dengan zikir, bisa membantu seseorang terhindar dari perbuatan sia-sia dan dosa. Karena waktu dan kesempatan yang kosong berpeWaspada/Ist. USTADZ Sudirsan HS memberikan tausiyah pada zikir bersama luang dua hal yakni kebaikan yang digelar keluarga besar Majelis Zikir Az Zikra Sumut, di Masjid atau keburukan, positif atau sebaliknya. (cwan) Agung, Medan. MEDAN (Waspada): Zikir berarti menyebut dan mengingat. Dzikrullah menyebut dan mengingat Allah SWT. Zikir yang baik mencakup dua makna menyebut dan mengingat. Zikir hanya menyebut dengan lisan tanpa menghadirkan hati tetap bisa mendatangkan pahala, namun tentu zikir macam ini berada pada tingkat yang paling rendah. “Zikir dengan lisan tanpa menghadirkan hati dan pikiran bisa saja memberi pengaruh terhadap hati dan keimanan seseorang, tetapi pengaruhnya tidak sebesar zikir sambil menghadirkan hati. Paling baik adalah zikir dengan lisan sambil menghadirkan hati,” kata Ustadz Sudirsan HS ketika menyampaikan tausiyah pada zikir bersama yang digelar keluarga besar Majelis Zikir Az Zikra, di Masjid Agung, Minggu (3/2). Selain dihadiri kurang lebih 750 jamaah, zikir tersebut juga dihadiri sejumlah pengurus dan
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Pentas Pilkada
PPTI Ingatkan Masyarakat Jangan Terprovokasi Jelang Pilgubsu LANGKAT (Waspada): Masyarakat di Sumatera Utara diingatkan jangan terprovokasi dan terkontaminasi oleh ulah perorangan atau sekelompok orang yang mendiskreditkan calon Gubernur Sumatera Utara (Cagubsu) menjelang pelaksanaan pemilihan gubernur Sumatera Utara (Pilgubsu) 7 Maret 2013. “Pada dasarnya, masyarakat termasuk Keluarga Besar Persatuan Pengamal Thareqat Islam (PPTI) ingin pelaksanaan Pilkadasu berjalan baik, sukses dan kondusif, agar terwujud cita-cita menjadikan Sumut sebagai daerah aman sejahtera, tenteram, damai dan makmur (Balda-tun Thoyyibatun wa Rabbun Ghafur),” ujar Ketua PPTI Sumatera Utara Sutan Djalaluddin Siregar, SH didampingi Sekretaris IrToto Syahputra, Bendahara Jejen Kusnawan, ST,Wanita Syofia PPTI Dra Faridah Hanum Said, Biro Pemuda Juanda Hasibuan. Pernyataan itu disampaikannya baru-baru ini saat kunjungan mulai dari Kab. Langkat, Deliserdang, Medan, Simalungun, Serdang Bedagai, Labuhanbatu, Labura, Labusel, Paluta, Tapanuli Selatan, Kab. Madina Sutan Djalaluddin Siregar yang juga salah seorang penasehat GPN Center mengharapkan kepada seluruh komponen masyarakat khusus-
nya pengurus Persatuan Pengamal Thareqat Islam Sumut dan jajarannya serta masyarakat luas senantiasa ikut mengamankan proses Pilgubsu. Dalam kunjungan ke sejumlah daerah, Sutan Djalaluddin Siregar selalu mengingatkan jamaah agar menyatukan persepsi mendukung sepenuhnya pasangan H Gatot Pujo Nugroho, ST dan Ir HT Erry Nudari menjadi Gubsu periode 2013-2018. Dengan demikian, kata Sutan Djalaluddin Siregar, PPTI sebagai Ormas Islam bersama-sama dengan komponen masyarakat lainnya terus berjuang untuk memenangkan pasangan Ganteng (Gatot-Tengku Erry) karena keduanya dianggap cerdas, kreatif, dinamis serta energik dan sangat memasyarakat di Sumut. Fungsionaris PPTI berharap kepada H. Gatot Pujo Nugroho-Ir HT Erry Nuradi sesudah terpilih menjadi Gubsu dan Wakil Gubsu, agar menjadikan daerah ini kawasan religius dengan masyarakat berakhlakul karimah dan beradat ketimuran. “Cita-cita itu harus kita wujudkan bersama,” ujar Sutan Djamaluddin Siregar yang terus melakukan sosialisasi ke jamaah di sejumlah kabupaten/kota di Sumatera Utara. (ihn)
Fadly Nurzal Pemimpin Harapan Umat BATUBARA (Waspada): Tokoh masyarakat Simpang Dolok H. Suheri, LC menegaskan H. Fadly Nurzal, S.Ag merupakan seorang tokoh muda religius yang tidak pernah lelah membela kepentingan umat Islam. Figur yang saat ini maju menjadi CalonWakil Gubsu berpasangan dengan H. Chairuman Harahap nomor urut 3 adalah pemimpin harapan umat. “Mari kita sama-sama berjuang dan berdoa agar Fadly Nurzal bersama Chairuman Harahap berhasil memenangkan Pilgubsu 2013,” ujarnya saat menyampaikan sambutan pada acara peringatan Maulid Nabi Muhammad Saw sekaligus temu umat bersama Fadly Nurzal kemarin, di Desa Simpang Dolok, Kec. Lima Puluh, Kab. Batubara, kemarin. Diungkapkan Suheri, bagi masyarakat Asahan, Tanjung Balai dan Batubara sosok Fadly Nurzal sudah tidak asing lagi. Ketika alm orangtuanya Hj Salehah Has dan kakeknya H Usman memimpin PPP di Kabupaten Asahan Tanjung Balai, Fadly sering ikut turun ke masyarakat. Pola kepemimpinan yang dekat kepada umat, kini diteruskan Fadly Nurzal yang kini menjabat sebagai ketua DPW PPP Sumut. “Jika ingin mendapatkan perubahan Sumatera Utara lebih baik di masa mendatang, maka pemimpin umat H Fadly Nurzal harus kita menangkan pada pilgubsu 2013,” ucapnya disambut teriakan takbir ratusan jamaah yang hadir pada acara itu. Sementara itu Cawagubsu H Fadly Nurzal, SAg pada kesempatan itu mengaku sangat terharu dan bangga. “Saat ini saya merasa seperti di kampung sendiri. Dulu saya sudah diajari alm ibunda turun menjumpai masyarakat dalam
rangka membangun silaturrahim. Pemimpin yang baik, harus turun langsung ke masyarakat untuk mengetahui apa yang dirasakan dan dibutuhkan masyarakat,”ucapnya terharu sambil mengenang masa ketika orangtunya masih hidup. Disebutkan Fadly Nurzal, kekuatan terbesar umat Islam adalah kekompakan dan kebersamaan. Apalagi, kata Fadly saat ini umat Islam mengalami gangguan yang sangat besar, yang datang dari keagamaan dan budaya. Seperti kita ketahui, muncul ajaran sesat, ada yang mengaku sebagai nabi bahkan Tuhan. “Umat disesatkan secara sistematis, sehingga berakibat fatal bagi generasi muda Islam dan suasana keagamaan terganggu,” jelas Fadly. Dari sisi budaya Islam, sebut Fadly kita diganggu dari gaya hidup. Berbagai budaya masuk dalam kehidupan umat Islam yang didorong dengan terjadinya kemajuan teknologi informasi. Lanjut Fadly menyebutkan umat membutuhkan benteng yang kuat. Di antaranya umat harus kompak dalam rangka melakukan perlawanan terhadap gempuran budaya globalisasi. Oleh karena itu, pasangan Chairuman-Fadly pada Pilgubsu 2013 ini mengusung program “Membangun Dari Desa”. Membangun dari desa, berarti membenahi hulu pembangunan sehingga hilirnya di kota juga bisa bergeliat serta tumbuh dengan baik. Upaya-upaya mensukseskan pembangunan dari desa, di antaranya dilakukan dengan membenari infrastruktur, sarana dan fasilitas pembangunan. “Jika infrastruktur dan akses ke desa dibangun, maka desa akan menjadi menari. Sehingga orang akan datang ke desa, termasuk para investor,”katanya.(m26/rel)
A7
Jumiran Abdi Sapa Pedagang Pasar Jln Sembada Yang Digusur Satpol PP MEDAN (Waspada): Calon Wakil Gubernur Sumut (Cawagubsu) Drs H Jumiran Abdi bersama Bendahara DPD PDI Perjuangan Sumut Meinarty membagikan 350 nasi bungkus kepada abang becak dan Pedagang Kaki Lima (PKL) Pasar Pagi Jln Sembada, Medan Selayang, Minggu (4/12). Ratusan PKL yang disapa Jumiran itu adalah para pedagang yang digusur Satpol PP Kota Medan agar tidak berjualan di kawasan Pasar Pagi itu. Saat bertemu Jumiran menyatakan dukungannya ke pasangan nomor urut 2. Mereka berharap, jika pasangan ini terpilih kiranya bisa memberikan solusi dan keadilan untuk para PKL yang merupakan korban penggusuran. ”Bukan karena nasi bungkus kami memilih pasangan ESJA, tapi keadilan yang kami butuhkan,” pinta L Surbakti salah satu pedagang sayur. Rita Brahmana, salah seorang pedagang sayur lainnya, mengatakan para pedagang di pasar ini sangat menyambut
baik kedatangan Jumiran Abdi yang hadir sebagai salah satu Cawagubsu usungan PDI Perjuangan, PDS dan PPRN periode 2013-2018, guna melihat aktivitas perekonomian di pasar Sembada. “Selama ini belum pernah ada calon gubernur datang menyaksikan atau melihat aktivitas pasar di sini dan Jumiran Abdi merupakan calon pertama yang datang untuk melihat kami, kami tentu sangat bangga,” ujar Rita. Sebagai pedagang Rita pun memiliki keinginan jika ESJA terpilih sebagai pemimpin di Sumut ke depan harus mampu membawa perubahan, menciptakan kenyamanan bagi pedagang serta sejahteraan bagi masyarakat di daerah ini Menurutnya banyak para calon yang sering berjanji untuk membawa perubahan bagi masyarakat tapi faktanya sampai saat ini janji-janji manis itu belum terwujud. “Meski kami hanya pedagang tapi kami tahu, mereka suka berjanji tapi hasilnya sampai saat ini tidak ada, contohnya kami sampai saat ini tetap digusur,” katanya. Untuk itu dia berharap Ju-
miran Abdi yang datang langsung melihat para PKL di pasar ini, menjadi pemimpin yang baik, pemimpin yang mampu membawa perubahan pembangunan, membuka lapangan kerja dan memperhatikan nasib PKL di provinsi Sumut ini. Sebelum meninggalkan lokasi, Jumiran Abdi yang juga didampingi Wakil Ketua DPD PDI Perjuangan Sumut Taufan Agung Ginting melakukan makan siang bersama dengan seluruh PKL lalu melanjutkan kunjungannya ke Kutalimbaru.Meski berdiri ditengah teriknya panas namun suasana terasa sangat akrab karena satu persatu wargadidaerahini disapa dan didatangi Jumiran Abdi. Saat melakukan silaturahmi dengan beberapa elemen masyarakat yang berada di tengah area pemukiman warga Kuta Limbaru, Jumiran Abdi mendekati dan membuka ruang diskusi yang dibangun secara kekeluargaan, banyak masukan yang disampaikan masyarakat, mulai dari pemuda, para ibu, tokoh masyarakat, tokoh agama yang datang atau dikunjungi secara bergilir oleh Jumiran Abdi di tempat ini.(m49)
Waspada/M.Ferdinan Sembiring
CAWAGUBSU Jumiran Abdi makan siang bersama bersama seluruh PKL Pasar Pagi Jln Sembada, Padang Bulan Medan, Minggu (4/12).
Nusantara
A8
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Neneng Dituntut Tujuh Tahun Penjara JAKARTA (Waspada): Neneng Sri Wahyuni (foto) , pasrah dan tidak berkomentar dituntut 7 tahun dan denda Rp 200 juta subsider enam bulan kurungan oleh Jaksa Penuntut Umum (JPU) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada dakwaan kasus korupsi proyek pengadaan dan pemasangan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) di Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kemenakertrans) anggaran tahun 2008. Istri mantan bendahara umum DPP Partai Demokrat Nazaruddin itu dinyatakan merugikan uang negara Rp 2,729 miliar. Menurut JPU, Neneng bersalah melanggar dakwaan pertama, Pasal 2 Ayat 1 juncto pasal 18 Undang-Undang nomor 31 Tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang nomor 20 Tahun 2001 juncto Pasal 55 Ayat (1) ke-1 Kitab UndangUndang Hukum Pidana. “Menyatakan terdakwa Neneng terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana korupsi sebagaimana Pasal 2 ayat 1 jo Pasal 18 UU Tipikor jo Pasal 55 ayat 1 ke1 KUHP. Neneng dinyatakan telah merugikan keuangan negara sebesar Rp 2,729 miliar dan menguntungkan diri sendiri,” kata JPU Guntur Ferry saat membacakan tuntutan dalam sidang di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Selasa (5/2). Dalam pertimbangannya, jaksa Ahmad Burhanudin mengatakan terdakwa Neneng selaku Direktur Keuangan PT Anugrah Nusantara terbukti memerintahkan Mindo Rosalina Manulang (Rosa) dan Marisi Matondang meminjam bendera lima perusahaan untuk mengikuti lelang pengadan PLTS, di
antaranya PT Alfindo Nuratama Perkasa, PT Nuratindo dan PT Mega Niaga. Dengan perjanjian, perusahaan apapun yang menang akan mendapatkan komisi lima persen dari nilai kontrak. Tetapi, dalam pelaksanaannya ternyata PT Alfindo yang memenangkan lelang. Namun, pengerjaan PLTS dilimpahkan ke PT Sundaya Indonesia. “Terdakwa sejak awal bertujuan memenangkan PT Alfindo melalui Marisi dan Rosa. Padahal Alfindo tidak memenuhi pesyaratan teknis. Tetapi, Timas dan Rosa sepakat ubah spesifikasi sehingga modul solar yang ditawarkan Alfindo memenuhi persyaratan teknis,” kata Ahmad. Karena itu, lanjut Ahmad, terbukti terdakwa Neneng bekerjasama dengan Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Timas Ginting dan PT Sundaya untuk mengatur proses pelelangan. Selain bekerjasama dengan Timas, Neneng juga dianggap bekerjasama dengan suaminya, Muhammad Nazaruddin. Terlihat dengan diberikannya uang sebesar US$ 50.000 ke pejabat di Kemenakertrans melalui politisi Partai Demokrat, Saan Mustofa. “Untuk mengamankan agar PLTS dikerjakan terdakwa. Pada tanggal 12 Agustus 2008, Nazaruddin berikan uang US$ 50.000 ke pejabat di Kemenakertrans melalui Saan Mustofa,” kata Ahmad. Pengeluaran uang US$ 50 ribu tersebut, lanjut Ahmad, sudah atas persetujuan terdakwa sebagaimana keteranganYulianis, Ifan, Eva Rahadiani, Dedi Saputra yang didukung bukti kuitansi di persidangan. Atas perbuatan Neneng mengalihkan pengerjaan PLTS ke PT Sundaya, maka negara dirugikan Rp 2,729 miliar. Sebab,
Alfindo mendapatkan uang proyek sebesar Rp 8,9 miliar tetapi hanya membayar Sundaya sebesar Rp 5,274 miliar. Dari kerugian negara tersebut, Neneng dianggap memperkaya diri sebesar Rp 2,2 miliar. Dan menguntungkan Timas Ginting Rp 77 juta dan US$ 2.000. Herdy selaku Direktur PSPK pada Depnakertrans Rp 5 juta dan US$ 10.000. Sigit Mustofa Rp 10 juta dan 1.000 dolar Amerika. Agus selaku anggota panitia pengadaan Rp 2,5 juta dan US$ 3.500, Sunarko anggota panitia pengadaan Rp 2,5 juta dan US$ 3.500. Serta, Karmin Direktur PT Nuratindo Bangun Rp 2,5 juta. Oleh karena itu, selain dituntut dengan pidana penjara, Neneng juga dituntut membayar uang pengganti sebesar Rp 2,660 miliar. Jumlah tersebut didapat dari mengurangkan nilai kerugian negara sebesar Rp 2,729 miliar dengan uang yang sudah dirampas dari Arifin Ahmad sebesar Rp 40 juta, Sigit Rp10 juta dan Sunarko US$ 2000. “Menghukum terdakwa membayar uang pengganti yang jumlahnya Rp 2.660.613.128 dengaan ketentuan jika dalam satu bulan setelah putusan pengadilan berkekuatan hukum tetap hartanya bisa dilelang oleh penuntut umum. Dan jika tidak punya harta diganti dengan hukuman pidana selama dua tahun penjara,” kata Guntur Ferry. Menanggapi tuntutan tersebut, penasehat hukum Neneng akan mengajukan pledoi (nota pembelaan) yang akan diajukan dalam sidang tanggal 14 Februari 2013 mendatang. Setelah pewbacaan berkas tuntutan setebal 379 halaman, Neneng sama sekali tidak berkomentar.(j02) Antara
Hasil Survei Tidak Membuat PD Kiamat
DPR: Uang Calon Penumpang Batavia Harus Dikembalikan JAKARTA (Waspada): Ketua DPR Marzuki Alie meminta agar kasus-kasus tidak dikembalikannya uang tiket calon penumpang dari perusahaan-perusahaan penerbangan dalam negeri tidak lagi terjadi. Penumpang, menurutnya, tidak bisa diminta untuk ikut bertanggungjawab atas management buruk satu perusahaan. “Selama ini seperti banyak diberitakan di media massa para calon penumpang selalu dirugikan jika ada perusahaan penerbangan bangkrut atau pailit. Ini tidak boleh lagi terjadi terutama pada para calon penumpang Batavia Air yang baru saja dipailitkan. Uang penumpang harus didahulukan dari kewajiban apapun,” ujar Marzuki di Gedung DPR, Jakarta, Selasa (5/1). Para calon penumpang, menurut Marzuki, membayar untuk mendapatkan layanan penerbangan dan oleh karena itu jika tidak mendapatkan pelayanan yang diinginkan maka perusahaan penerbangan itu wajib membayarkannya. Selama ini jelasnya lagi ada yang salah dalam praktek kepailitan perusahaan penerbangan. Para kurator menurutnya cenderung hanya membela kepentingan para debitor saja.”Padahal dimanapun kalau kasusnya seperti ini, maka yang harus didahulukan adalah kepentingan pelanggan,” tegasnya.(aya)
Belum Ada DPD Minta KLB Lengserkan Anas
Antara
KETUA Fraksi PKS di DPR Hidayat Nur Wahid (kedua kanan) menunjukkan surat pengunduran diri Luthfi Hasan Ishaaq dengan didampingi (kanan kiri) Anggota DPR dari Fraksi PKS Adang Daradjatun, Sekretaris Fraksi PKS Abdul Hakim (kedua kiri), dan Anggota DPR Fraksi PKS Muhamad Nasir (kiri) di ruang rapat fraksi PKS, di Kompleks Parlemen, Jakarta, Selasa (5/2).
Hotel The Samaya Bali Terpilih Luthfi Resmi Mundur Dari DPR JAKARTA (Antara): Mantan kepada Dewan Pimpinan Pusat dan tugas-tugas keanggotaan Traveller’s Choice Awards 2013 Presiden Partai Keadilan PKS itu, Luthfi menyatakan DPR dalam penyelenggaraan Sejahtera (PKS) Luthfi Hasan mundur karena proses hukum Negara Republik Indonesia,
SITUS perjalanan terbesar di dunia, TripAdvisor mengumumkan pemenang penghargaan Travellers’ Choice 2013 untuk hotel. Di tahun kesebelasnya ini penghargaan tersebut telah mengakui properti-properti yang paling menonjol di dunia dalam kategori Hotel Terbaik, Hotel Mewah, Hotel Terjangkau, Hotel Kecil, serta B&B dan Penginapan. TripAdvisor telah memberikan penghargaan bagi lebih dari 6.000 properti di dunia tahun ini, di 82 negara dan sembilan wilayah di seluruh dunia. Tidak seperti penghargaan hotel lainnya pemenang Trip Advisor Travellers’ Choice dipilih berdasarkan jutaan ulasan dan opini berharga yang mencakup lebih dari 650.000 hotel dan dikumpulkan dari jutaan wisatawan dari seluruh dunia dalam jangka waktu satu tahun. “Sekali lagi, TripAdvisor sangat gembira dapat memberi penghargaan kepada akomodasi-akomodasi terbaik berdasarkan umpan balik dari mereka yang memiliki peranan sangat penting: para tamu,” kata Barbara Messing, chief marketing officer Trip Advisor. “Pendapat dari jutaan wisatawanlah yang membuat penghargaan-penghargaan ini begitu istimewa, karena mereka membantu wisatawan-wisatawan lain menemukan hotel yang paling digemari wisatawan – berapapun anggarannya di semua belahan dunia.” “Merupakan sebuah kehormatan bagi kami mendapatkan penghargaan TripAdvisor’s Travellers’ Choice untuk Hotel Terbaik di Indonesia dan Hotel Mewah Terbaik di Indonesia,” kata Ray Clark, General Manager, The Samaya Bali. “Kami berterima kasih kepada tamu-tamu kami atas dukungan yang mereka berikan dan akan terus memberikan layanan terbaik agar mereka kembali menginap di hotel kami.” Pemenang terpilih 2013: - Hotel Terbaik di Indonesia dan Hotel Mewah Terbaik di Indonesia The Samaya Bali, Seminyak, Indonesia - Hotel Terbaik di Asia dan Hotel Mewah Terbaik di Asia The Upper House, Hong Kong, China - Hotel Terbaik untuk Pelayanan di Indonesia, Hotel Kecil Terbaik di Asia dan Hotel Kecil Terbaik di Indonesia The Lombok Lodge, Lombok, Indonesia - Hotel Terjangkau Terbaik di Indonesia Cili Emas Oceanside Resort, Bali Indonesia - Hotel Terjangkau Terbaik di Asia dan Hotel Terbaik untuk Pelayanan di Asia Jade Hotel, Hue, Vietnam B&B dan Penginapan Terbaik di Indonesia Villa Blubambu, Seminyak, Indonesia B&B dan Penginapan Terbaik di Asia Baan Malinee Bed and Breakfast, Phuket, Thailand. Rata-rata tarif per malam untuk para pemenang 2013 Travelers’ Choice adalah US$213 (Rp 2,051,190); Tiga perempat dari hotelhotel pemenang memiliki rata-rata tarif per malam sebesar US$200 (Rp 1,926,000) atau kurang. Rata-rata tarif per malam untuk Hotel-hotel Mewah Terbaik adalah US$296 (Rp 2,850,480), Hotel Terjangkau terbaik US$152 (Rp 1,463,760), Layanan Terbaik US$288 (Rp 2,773,440), Hotel Kecil Terbaik US$241 (Rp 2,320,830), B&B dan Penginapan US$120 (Rp 1,155,600), Hotel Terbaik US$225 (Rp 2,166,750). (rel)
Albayan... Suatu ketika Umar diamdiam datang ke Houmos. Ia menemukan rakyat negeri itu sambil berdialog menanyakan prihal Gubernur Said Amir alJumahi. Rakyat Houmos melapor kepada Umar sebagai berikut: Pertama, Gubernur tidak pernah keluar bersama kami mengimami shalat jamaah shubuh sampai hari telah menanjak. Kedua, Gubernur tidak pernah menerima tamu (rakyat) di malam hari. Ketiga, ada satu hari dalam sebulan tidak keluar-keluar kepada kami. Keempat Gubernur tak pernah mengantarkan orang mati sampai ke kubur karena sering pingsan. Kemudian Umar memanggil Gubernur Said Amir Al-Jumahi untuk mempertanggungjawabkan tingkahnya di
depan rakyat. Sang Gubernur pun menjelaskan ke empatempat masalah tersebut dengan tenang. “Pertama, saya tidak keluar menjadi imam shalat shubuh karena saya tidak punya khadam untuk keluarga. Saya sendiri yang membuat adonan roti, kemudian saya duduk menunggu sampai timbul maragi (fermantasi), kemudian saya bakar roti itu sampai masak. Kedua, saya tidak menerima tamu di malam hari karena, saya telah menghabiskan siang untuk mereka (rakyat) dan malam saya untuk Allah (beribadah). Ketiga, saya tidak keluar satu hari dalam sebulan karena saya tidak punya khadam untuk mencuci pakaianku, dan akupun tidak punya pakaian selain yang saya pakai. Hari itu saya gunakan untuk mencuci pakaian dan menggosoknya. Bila sudah kering di sore hari, lang-
Ishaaq resmi mengundurkan diri sebagai anggota DPR RI. Ketua Fraksi PKS DPR RI, Hidayat Nur Wahid membacakan surat pengunduran diri Luthfi di gedung MPR/ DPR/DPD RI Jakarta, Selasa (5/2). Dalam surat yang ditujukan
yang sedang dia jalani, setelah Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menetapkannya sebagai tersangka kasus dugaan suap dalam pengurusan impor daging sapi. “Sehubungan dengan proses hukum yang sedang saya lalui, maka demi jalannya fungsi
saya Luthfi Hasan Ishaaq selaku anggota DPR RI periode 2009-2014, nomor anggota A87, dengan ini menyatakan mengundurkan diri dari anggota DPR RI,” demikian sebagian isi surat pengunduran diri Luthfi tertanggal 4 Februari 2013.
Program KB Indonesia Masih Jadi Panutan Dunia
JAKARTA (Waspada): Ketua DPP Partai Demokrat Gede Pasek Suardika menyatakan tidak ada satu pun DPD PD yang mengusulkan KLB karena jatuhnya elektabilitas Partai Demokrat (PD) dalam survei yang dilakukan oleh SMRC (Saiful Mujani Research dan Consultan). Survei itu menempatkan elektabilitas PD hanya 8 persen. Gede Pasek Suardika menyatakan, merosotnya elektabilitas PD bukan hanya Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) selaku Ketua Dewan Pembina PD yang turun tangan, melainkan semua kader juga harus turun tangan. “Kita setuju Pak SBY turun tangan. Tapi, seluruh pengurus, hingga ranting juga harus turun tangan untuk bangkit kembali, tidak boleh berpangku tangan,” ujarnya di Jakarta, Selasa (5/2). Meski demikian, lanjut Pasek, kemerosotan yang terjadi di survei tidak akan membuat PD kiamat. Untuk itu kerja keras tetap dibutuhkan untuk mengangkat elektabilitas partai yang terpuruk itu. “Kita harus bekerja keras. Dan, soal adanya suara yang meminta Anas mengundurkan diri melalui Kongres Luar Biasa (KLB), hal itu sulit dilakukan, karena tak ada aturan
di AD ART yang menyebut KLB bisa dilakukan karena sebuah survei. Saya belum melihat ke arah itu. Masak karena survei lalu KLB?” tegas Pasek. Sementara Wasekjen PD Saan Mustopa juga menegaskan belum ada DPD yang minta KLB dan minta Anas mundur. Desakan mundur adalah hal biasa dalam suatu partai yang mengedepankan asas demokrasi. Saya yakin desakan ini tak akan ditanggapi reaktif oleh Pak SBY,” tutur Saan. Namun, Saan mendukung desakan agar Pak SBY turun tangan menyelamatkan PD. Karena, elektabilitas PD memang harus dipulihkan. “Saya setuju dengan Pak SBY dan kita dukung, itu tentu untuk kebaikan partai,” ujarnya. Sedangkan Ketua Umum DPP PD Anas Urbaningrum batal melantik pengurus DPC PD Kabupaten Nunukan, pada Senin (4/2), karena harus mendinginkan situasi internal partai yang terus “memanas”. “Pak Anas (Urbaningrum) tidak jadi datang karena suasana di Jakarta lagi memanas,” kata Haeruddin, seorang fungsionaris Partai Demokrat Nunukan di Gedung Amalia Nunukan sebelum pelantikan. Haeruddin tidak menjelaskan apa yang dia maksud de-
ngan suasana panas itu. Tetapi akibat absennya Anas, pelantikan pengurus DPC Partai Demokrat itu diambilalih oleh Ketua DPD Partai Demokrat Kaltim Isran Noor. “Cuma Pak Isran yang lantik karena pak Anas batal hadir,” ungkapnya. Anggota Fraksi PD DPR RI, Achsanul Qosasih menyatakan, suatu hal yang aneh merosotnya elektabiltas partai hanya Partai Demokrat yang disorot. Padahal, menurut dia, ada oknum kader dari parpol lain juga melakukan korupsi yang bahkan nilainya lebih besar, tapi hanya PD yang eletabilitasnya merosot tajam. “Anehnya, kok cuma Demokrat elektabilitasnya turun tajam? Padahal, penurunan eletabilitas akibat kerja-kerja politik yang dilakukan jajaran PD memang belum maksimal. Jadi, PD belum sampai lampu merahlah dan PD memang harus melakukan perbaikan,” tandas Achsanul Qosasih. Menurut Achsanul, kalau kondisi PD memang menurun semua harus berusaha memperbaiki dan tak usah saling menyalahkan. “Kalau kita bagus juga jangan sombong. Semuanya harus bekerja, tidak hanya pak SBY saja yang turun tangan dan bekerja keras,” tambah Achsanul.(J07)
JAKARTA (Waspada): Prestasi program Keluarga Berencana (KB) di Indonesia memang jalan di tempat. Tapi di kalangan internasional, KB di Indonesia masih menjadi panutan. Demikian dikatakan Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat, Agung Laksono saat membuka Rapat Kerja Nasional Kependudukan dan Keluarga Berencana (Rakernas KKB) di gedung Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), Jakarta, Kamis (31/1). Menurutnya, hal itu dapat menjadi pemicu semangat pelaku gerakan KB untuk bangkit dan membenahi kinerja. “Di tengah kemerosotan program KB dunia, kita masih jadi panutan. Ini harus diambil positifnya sebagai penyemagat kinerja kita,” tegas Agung di hadapan MenteriKesehatan,NafsiahMboi, jajaran petinggi TNI-Polri serta Plt Kepala BKKBN, Sudibyo Alimoeso dan pejabat di lingkungan BKKBN pusat dan daerah. Seperti diberitakan, hasil sensus penduduk dan Survey Demografi dan Kesehatan Indonesia (SDKI) mengindikasikan adanya kegagalan program KB. Salah satunya adalah kelebihan
jumlah penduduk sebanyak hampir 4 juta jiwa dari perkiraan semula. Kini, penduduk Indonesia sudah mencapai 241 juta jiwa, karena setiap tahun bertambah 4 juta jiwa. “Kita sulit menurunkan angka kelahiran dari 2,6 menjadi 2,1 pada 2015 nanti. Makanya sulit pula menurunkan laju pertumbuhan penduduk,” kata Agung. Karena itu, Agung meminta agar segenap jajaran BKKBN baik di pusat dan daerah bekerja lebih baik lagi untuk menekan angka kemerosotan program KB. Menkes Nafsiah Mboi menambahkan, Indonesia pernah punya pengalaman bagus di bidang penanganan kependudukan dan KB. Jika memang masih sesuai, pengalaman itu dapat dijadikan acuan. “Kita pernah berhasil menurunkan angka fertilitas di era ’80-’90an. Kenapa tidak mengulangnya kembali?” Kata Nafsiah, dengan penuh keyakinan. Dia mengungkap, salah satu yang harus ditekankan adalah penurunan angka perkawinan di usia muda. Selain itu, pelayanan KB yang terintegrasi dengan pelayanan persalinan, seperti yang kini tengah dilakukan ewat jaminan persalinan (jampersal).
“Kementerian kesehatan sendiri sangat konsern dengan program jampersal terintegrasi KB. Semoga dapat membantu program KB lebih baik lagi,” ungkap Nafsiah. Plt Kepala BKKBN sendiri mengakui pihaknya perlu bekerja lebih keras dan lebih cerdas dalam mencapai keberhasilan program KB. Salah satunya bermitra dengan pihak-pihak lain seperti TNI-Polri, pemerintah daerah dan pihak swasta. “Kerjasamanya ke depan harus lebih intensif lagi. Juga kerjasama dengan tokoh masyarakat dan tokoh agama,” imbuh Sudibyo. Kerjasama lintas sektoral sangat dibutuhkan, mengingat jumlah penyuluh lapangan KB yang menjadi ujung tombak pelayanan KB semakin sedikit. Dalam kesempatan Rakernas kali ini, Menko Kesra Agung Laksono berkenan memberikan penghargaan kepada 18 provinsi yang berhasil mempertahankan program KB dengan baik di daerahnya masing-masing. Penghargaan diterima langsung oleh para Kepala BKKBN Provinsi, di antaranya dari Sumatera Utara, Aceh, Sumatera Barat, Kepulauan Riau, Jambi, NTT dan Yogyakarta.(dianw)
JAKARTA (Waspada): Tokoh muda Peduli Bona Pasogit Drs. Wisler Manalu, MM menegaskan bahwa sekarang ini tidak zamannya kepala daerah (gubernur, bupati dan wali kota) gila hormat atau harus dihormati. Demikian juga birokrasi, bekerja tidak harus duduk di kantor menunggu bola. Sebaliknya, kepala daerah yang diperlukan sekarang adalah kepala daerah yang bekerja menemui rakyat dan birokrasi harus proaktif melayani rakyat langsung ke lapangan. “ Saat ini bupati atau kepala daerah tidak perlu lagi harus dihormati, tapi pimpinanlah yang datang melihat langsung dan mempertanyakan apa keinginan rakyat. Itulah pemimpin yang dibutuhkan sekarang, “ujar Wisler Manalu didampingi Feber MT Manalu kepada Waspada di Jakarta baru-baru ini menanggapi figur kepala daerah yang dibutuhkan di Tapanuli, dimana dalam waktu dekat ini beberapa daerah di Bona Pasogit kemungkinan terkena pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah
(Pilkada) dipercepat seperti Tapanuli Utara, Dairi dan Padang Lawas. Wisler Manalu juga menyoroti banyaknya kepala daerah yang tidak menguasai aturan dan peraturan soal penggunaan anggaran sehingga banyak kepala daerah yang terjebak pada tindak pidana korupsi. Pada hal, jika kepala daereah itu menguasai dan memahami aturan dan peraturan yang sudah ada, dan menggunakan anggaran tidak menyimpang, maka tidak perlu ada ketakutan akan diperiksa Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). “ Semua aturan dan peraturan penggunaan anggaran jelas kok, jadi kalau dipahami dan dikuasai, untuk apa ketakutan, “tandasnya. Sebagai putra daerah dari Bona Pasogit, Kepala Bidang Evaluasi dan Diseminasi Kementerian Pemuda dan Olahraga ini, mengakui prihatin sebab sepengetahuannya banyak putra dari Tapanuli yang punya kemampuan, tapi tidak mau pulang kampung untuk membangun kampung halamannya.
Pada hal, mereeka itu di sekolahkan para orang tuanya dengan susah payah, bahkan sampai menjual sawah dan kerbau. “Tapi kenapa setelah pintar dan berhasil di perantauan tidak mau pulang dan menerapkan ilmu yang diperolehnya membangun Tapanuli? Ini yang harus digugah kepada putra terbaik Tapanuli. Coba lihat, betapa sedihnya kita, dari masa ke masa Tarutung (Taput) tetap bigitu, tidak ada kemajuan,” tukasnya. Walaupun demikian Wisler mengingatkan, putra daerah yang tidak punya niat tulus untuk membangun Tapanuli, tidak perlu ikut Pilkada. “Jangan ke kampung hanya cari bupati karena banyak uang, tetapi pulanglah ke Bona Pasogit dengan keinginan membangun,” tegasnya sembari mengakui gaya kepemimpinan yang dibutuhkan sekarang lebih pas seperti sosok Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) yang lebih banyak menjumpai rakyat dan melihat langsung masalah. (aya)
sung saya keluar menemukan rakyat di masjid. Keempat, saya tidak mampu menyaksikan orang mati karena demi Allah aku telah menyaksikan peristiwa penyiksaan terhadap Khabib al-Anshari di Makkah. Khabib dibanting dan dicencang oleh orang Musyrikin Quraisy, kemudian diusungnya di atas pelepah kurma, mereka berkata: Apakah kamu senang wahai Khabib, Muhammad berada seperti posisimu sekarang? Khabib menjawab, Demi Allah, aku dalam keluargaku dan anak-anakku tidak merasa senang kalau Muhammad SAW tertusuk satu duripun. Kemudian Khabib dibunuh. Mengingat kematian Khabib saya tidak bisa melihat orang mati. Umar memaafkan gubernurnya serta memberi hadiah 1.000 dinar untuk dipergunakan kepada kepentingan urusannya.
Begitu Menang ...
Nurdin ingin menjaga independensinya dalam Pilkada Kabupaten/Kota, termasuk terhadap adik kandungnya itu. Karena sering menghindar dan dilarang, Erry pun akhirnya nekad datang diam-diam ke Gubernuran. Saat itu hanya beberapa pekan sebelum pemungutan suara Pilkada Serdangbedagai dilakukan. Erry merasa butuh dukungan moral Tengku Rizal Nurdin . “Ngapain Erry datang kemari!” lagi-lagi Tengku Rizal ketus menyambut Erry yang menemuinya di lantai dua Gubernuran. Mendapat sambutan yang dingin seperti itu sontak membuatErryjengkel.“Lhoudah nggak boleh jumpa abang?!” Suasana lalu jadi senyap dan cenderung kaku. Erry kemudian melunak, “ Jika abang tidak enak Erry datangi karena sebagai Gubernur yang harus independen, cobalah dukung Erry
sebagai adik abang. Erry hanya butuh dukungan moral kok bang,” kata Erry yang kemudian pamit pulang. Beberapa hari setelah pertemuan itu, Erry pun memutuskan pasrah dan berjuang semaksimal mungkin memenangkan Pilkada Serdangbedagai. Dalam kepasrahan itu, tiba-tiba datang dukungan dari sejumlah tokoh dan pengusaha baik di Medan maupun Serdangbedagai. Dukungan yang benar-benar datang di saat yang tepat dan membuat Erry makin semangat. “ Ternyata diam-diam setelah pertemuan di lantai dua Gubernuran, Bang Ica membantu saya,” kata Erry dengan nada bergetar. Anak bungsu dari tujuh bersaudara itu menuturkan, dalam Pilkada Sergai 2005 itu akhirnya dia bersama Soekirman berhasil jadi pemenang setelah mengumpulkan 84 ribu suara rakyat.
Alumnus Fakultas Teknik Universitas Sumatera Utara (USU) tahun 1990 ini, dilantik Gubernur Tengku Rizal Nurdin untuk memimpin Kab. Serdangbedagai periode 2005 - 2010. Usai pelantikan Tengku Rizal Nurdin kembali menasehatinya agar secepatnya menyatukan semua kelompok. Intinya persaingan jelang pilkada harus diakhiri dan diciptakan semangat kebersamaan untuk mensejahterakan masyarakat Kabupaten Serdangbedagai. Bagi bapak 3 anak ini, almarhum Tengku Rizal Nurdin adalah guru politiknya. Selama tujuh tahun, terhitung 1998 hingga 2005 Tengku Erry banyak menyerap ilmu pemerintahan dan ilmu kepemimpinan karena rajin berdiskusi dengan Tengku Rizal. Tak heran jika Tengku Erry cakap memimpin, terbukti Kab. Serdangbedagai menjadi kabupaten pemekaran di
Sumut yang paling bersinar. Di awal kepemimpinannya, Tengku Erry berjuang mencairkan sekat-sekat akibat rivalitas Pilkada Sergai. Digelarlah pengajian akbar rutin tiga bulan sekali, lulusan SMAN 4 Medan ini juga rajin turun ke masyarakat untuk mengetahui permasalahan yang dihadapi warganya. “Saat itu, saya ingin menyatukan masyarakat, menciptakan suasana yang sejuk dan damai. Hanya dengan suasana seperti itu pembangunan Sergaibisa dimulai,” tuturnya. Adem, cinta damai dan menyatukan itulah kesan utama kepemimpinan Tengku Erry. Para rival digandeng dan diajak serta untuk berpartisipasi membangun.Dan hasilnya, Kab, Sergai pun makin berkibar. Beragam penghargaan diraih. Rakyat pun kembali memilih Tengku Erry-Soekirman untuk periode kedua 2010 - 2015.(m46)
“Untuk apa maju?” Tengku Erry menirukan ucapan mantan Pangdam I/Bukit Barisan itu. Menurut Erry, nada bicara Bang Ica (panggilan akrab Tengku Rizal Nurdin. Red) saat itu cenderung ketus dan selalu berupaya menjatuhkan semangatnya. “Saya putera daerah, ingin berbuat untuk Serdang bedagai,” jawab Erry yang optimis maju karena saat Pemilu Legislatif 2004 berhasil mengumpulkan 24 ribu dukungan dari Dapil Tebingtinggi dan Sergai. “ Ah, semua juga mengaku puteradaerah,”timpalTengkuRizal Nurdin dengan nada datar. Tak hanya ketus, sejak Erry memutuskan maju ke Pilkada Serdangbedagai abang keduanya itu juga kerap menghindar dan melarangnya datang ke Gubernuran, Jl Sudirman, Medan. Alasannya? Tengku Rizal
Tak Zamannya Lagi Kdh Gila Hormat
Luar Negeri
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
A9
Malaysia Hadapi Kecaman Karena Deportasi Warga Uighur-China KUALA LUMPUR, Malaysia (AP): Aktivis HAM mengkritisi pemerintah Malaysia yang mendeportasi enam warga etnis minoritas Uighur-China, yang sedang mencari suaka. Aktivis khawatir, nasib warga minoritas itu akan kembali sengsara jika dipulangkan. KebijakanitudiberlakukanMalaysiaDesember31dandipandang sebagaihukuminternasional.Deportasiitujugadilakukansecararahasia oleh otoritas yang berwenang di Malaysia. Keenam warga China itu terdaftar dalam Badan Pengungsi Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) diKualaLumpur.Namunmerekaditahankarenamenggunakanpaspor palsu, demikian diberitakan The Associated Press, Senin (4/2). Badan Pengungsi PBB itu mencoba untuk membebaskan para warga Uighur tersebut dari tahanan. Namun mereka cukup kecewa karenaMalaysiamemutuskanuntukmendeportasimereka.Pemerintah Malaysia sendiri belum mau berkomentar atas peristiwa ini. Warga Uighur merupakan etnis minoritas China yang tinggal di wilayah Xinjiang. Mayoritas warga Uighur menganut agama Islam dan jumlah mereka di Xinjiang sudah mencapai 9 juta. Selain di China, warga Uighur juga tersebar di Kazakhstan, Kyrgystan dan Uzbekistan. Di China, dilarang pergi ke AS Sementaraitu,pemerintahChinatelahmelarangseorangakademisi yang berasal dari etnis minoritas Uigur bepergian ke AS. Akademisi tersebut, IlhamTohti, selama ini dikenal sebagai tokoh yang seringkali mengkritik perlakuan diskriminatif China kepada warga Uigur. Tihoti mengatakan dia berencana pergi ke AS untuk kuliah dari beasiswayangdidapatkannyadariUniversitasIndiana.Tihotimengaku dirinyadiinterogasiselamaberjam-jamolehpetugasbandarasebelum akhirnya dilarang untuk melanjutkan perjalanannya. “Petugas sama sekali tidak punya alasan untuk menahan saya dan melarang saya untuk bepergian. Saya tidak melanggar peraturan apapun. Saya mengecam tindakan pemerintah dan akan terus memperjuangkan hak saya untuk pergi ke AS,” ujar Tihoti seperti dikutip Asahi Shimbun, Senin. LaranganitusendiribukanyangpertamakalinyaTihotiberurusan denganaksirepresifPemerintahChina.Diasempatberkali-kalidikenai hukumantahananrumah,khususnyapadasaatterjadinyakerusuhan antar etnis yang terjadi di wilayah Xinjiang pada 2009 lalu. (m10)
Pengadilan Somalia Hukum Penjara Korban Perkosaan MOGADISHU, Somalia (AP): Satu pengadilan Mogadishu Selasa (5/2) menjatuhkan hukuman satu tahun penjara atas seorang wanita yangmengatakankepadaseorangwartawanbahwadiatelahdiperkosa oleh pasukan keamanan. Sang wartawan yang telah mewawancarai wanita tersebut juga dijatuhi hukuman satu tahun penjara, karena menurut hakim pernyataan wanita tersebut palsu bahwa dia telah diperkosa dan tindakannya telah mempermalukan pemerintah. Hakim tersebut mendasarkan keputusannya itu pada bukti medis bahwa wanita itu tidak diperkosa, kata pejabat senior pengadilan, Ahmed Aden Farah. Farah mengatakan masa hukuman wanita tersebut akan ditangguhkan selama satu tahun agar dia dapat merawat anaknya. Kelompok HAM menyatakan kasus tersebut bermotif politik karena wanita tersebut menuduh pasukan keamanan yang melakukan kekerasan seks atas dirinya. Perkosaan dilaporkan merajalela di Mogadishu, di mana puluhan ribu orang yang melarikan diri dari kelaparan tahun lalu tinggal di kemp-kemp yang kurang perlindungan. Pasukan pemerintah sering disalahkan. Korban dugaan perkosaan dituduh mempermalukan satu lembaga pemerintah, dituduh memberi-kan bukti palsu.Wartawan freelance Abdiaziz Abdinur dituduh mempermalukan satu badan pemerintah. Tiga orang lainnya yang menjadi tertuduh dalam kasus itu, termasuk suami sang wanita, telah dibebaskan Selasa. Semua terdakwa membantah tuduhan yang diajukan pengadilan.PengacaraAbdinurmengatakandiaakanmengajukanbanding. Farah, pejabat pengadilan itu, menjelaskan pada saat membacakan vonis bahwa Abdinur mengakui dia telah mewawancarai korban. Namun Abdinur tidak pernah menerbitkan berita yang ada hubungannya dengan wawancara tersebut.(m10)
Sejumlah Saksi Dihadirkan Pada Sidang Perkosaan Brutal Di India NEWDELHI,India(AP):SatupengadilankhususSelasa(5/2)mulai mendengarkanketerangansejumlahsaksipadasidangperadilanlima priayangdituduhmelakukanperkosaanbrutalatasseorangmahasiswi di dalam bus yang bergerak di New Delhi, India. Media India melaporkan bahwa salah seorang dari saksi yang pertama memberikan kesaksiannya adalah teman pria korban, yang diserang bersama wanita tersebut di atas bus. Lima tersangka pelaku telah didakwa dengan 13 tuduhan, termasuk perkosaan berkelompok, pembunuhan dan penculikan. Jika divonis, mereka dapat menghadapi hukuman mati. Seorang pelaku keenam akan diadili di satu pengadilan khusus dan dapat menghadapi hukuman maksimum tiga tahun di fasilitas perbaikan. Serangan brutal tersebut telah menggegerkan India dan mengundang protes di seluruh India tentang buruknya perlakukan terhadap wanita sehingga memaksa pemerintah untuk segera membuat peraturan baru yang lebih memberikan perlindungan pada wanita. Pengadilan khusus jalur cepat tentang tindak pemerkosaan brutal itu diselenggarakan untuk pertama kalinya Selasa. Kelima pelaku dan 80 saksi dihadirkan dalam pengadilan yang diselenggarakan secara tertutup. BBCmelaporkanSelasa,identitaskelimapelakutersebutdiketahui bernama Ram Singh dan saudara laki-lakinya, Mukesh, Pawan Gupta, Vinay Sharma dan Akshay Thakur. Jaksa mengatakan walaupun kelima pelaku menyangkal tindakan yang mereka lakukan, namun pihaknya memiliki bukti forensik yang cukup kuat yang terdiri rekaman percakapan melalui telefon seluler dan kesaksian dari korban serta rekan prianya.(m10)
Empat Orang Tewas Dalam Kebakaran Kapal Di Yangon YANGON, Myanmar (Antara/Xinhua-OANA): Sekurangkurangnya empat orang tewas dan empat lagi terluka dalam kebakaran kapal bermuatan diesel di dermaga dekat tepi sungai di Yangon, kata laporan resmi Selasa (5/2). Kapal tersebut, Aung Thuka Aya, meledak keras dengan asap tebal dan terbalik dalam kebakaran Senin sore, sekitar pukul 17:00 waktu setempat, di dermaga kota perdagangan Myawaddy, Hlaing. Beberapa kapal lain di dekatnya juga terbakar, kata laporan itu, dan menambahkan bahwa penduduk di dekat tepi sungai harus berhasil melarikan diri dari insiden tersebut.
Malaysia Gagalkan Penyelundupan Narkoba Di Dalam Kopiah
The Associated Press
MEMPROTES HUKUMAN SEUMUR HIDUP. Para aktivis dari partai Islam terbesar Bangladesh, Jamaat-e-Islami, merusak sebuah bus dalam satu unjukrasa nasional di Dhaka, Bangladesh, Selasa (5/2). Satu mahkamah Bangladesh telah menjatuhkan hukuman seumur hidup atas Abdul Quader Mollah, salah seorang pemimpin partai Islam utama negeri itu, karena perannya dalam perang kemerdekaan melawan Pakistan tahun 1971. Partai Jamaat-e-Islami pimpinan Mollah telah memerintahkan satu aksi mogok nasional mengutuk pengadilan tersebut dan memerintahkan penutupan sekolah-sekolah, toko-toko dan menghentikan sebagian besar lalulintas di Dhaka.
Beijing Kirim Kapal Ke Pulau Sengketa
Jepang Protes China TOKYO, Jepang (Antara News) : Tokyo memanggil utusan China Selasa (5/2) sebagai bentuk protes terhadap Beijing karena mengirimkan kapalnya memasuki kepulauan yang diklaim sebagai milik Jepang. “Kementerian luar negeri telahmemanggildutabesarChina terkait kapal yang memasuki kawasankepulauanSenkaku,”katasumberkementerianluarnegeri merujuk pada klaim pulau yang disebut Diaoyus menurut versi Beijing. Langkah itu diambil setelah China menempatkan kapalnya dalamjangkawaktulamadipulau sengketa. Konflik kedua negara mengancam perekonomian dua negara perekonomian teerbesar Asia itu. Dua kapal patroli tersebut tiba pada pukul 09:30 waktu setempat (08:30WIB) dan tinggal selama 14 jam, kata penjaga pantai Jepang. Kepala Sekretaris Kabinet
JepangYoshihideSugadalamjumpa persnya mengatakan bahwa tindakan China itu tidak bisa diterima. Dia mengatakan telah memanggil Dutabesar China Cheng Yonghua sebagai aksi protes. KapalChinaberulangkaliberkeliaran di perairan kepulauan sengketa. Pengamat menilainya sebagai upaya Beijing menormalkan kawasan yang tidak dijaga Tokyo. Pesawat tempur China juga pernah memasuki kawasan udaraDiaoyusatauSenkakuyang direspondenganpengusiranoleh jet tempur Jepang. Dalam beberapa pekan terakhir kedua negara kerap mengerahkan armada militernya meski tidak terjadi pertempuran. Na-
mun para pakar menilai konfrontasi kedua negara yang meningkat dapat memicu konflik bersenjata. Sabtu, PM Shinzo Abe mengunjungi Okinawa menjanjikan akan membela Jepang dari provokasi beberapa saat setelah dia resmi memimpin. Abe meningkatkan anggaran militer Jepang sekaligus menjadi angka tertinggi dalam satu dekade terakhir. Sebagian besar anggaran dialokasikanuntukpertahananwilayahdisepanjangLautChinaTimur. “Provokasi terus mendera Jepang baik tanah, air dan udara yang menjadikedaulatankita,”kataAbe di hadapan tentara di kota Naha. Jepangtelahmemperbaharui armada tempurnya dengan membentuk unit khusus dalam rentang tiga tahun dengan 10 kapal patroli, dua helikopter pengangkut dan 600 tentara yang berpatroli di perbatasan sepanjang Laut China Timur. Abe telah melakukan perom-
bakan pemerintahan dan melakukan penguatan diplomatik dengan negara lain. Saat menjelang pemiluDesemberdiamenyerukan penguatan politik Jepang. Setelah berkuasa, dia mengunjungi tiga negara di Asia Tenggara untuk memperkuat hubungan dengan negara di kawasan itu. “Kementerian Luar Negeri memanggil duta besar China karena kapal-kapal negara itu memasukiperairandekatKepulauan Senkaku,” kata seorang pejabat kementerian luar negeri, merujuk pada gugusan kepulauan yang diklaim sebagai Diaoyu oleh Beijing. Sehari sebelumnya, Pasukan Penjaga Pantai Jepang melaporkan kehadiran dua kapal China yang memasuki perairan sekitar kepulauan yang dikendalikan Tokyo itu. Beijing telah berulang kalimengirimkankapalkewilayah itu karena Jepang telah menasionalisasi beberapa pulau di gugusan tersebut pada September.
Penyelenggaraan Haji Ke Depan Menghadapi Banyak Kesulitan JEDDAH, Arab Saudi (AN/ Antara): Indonesia bakal menghadapi berbagai kendala dalam penyelenggaraan haji beberapa tahun ke depan, karena pemerintah Arab Saudi mengeluarkan suratedaranyangmenetapkanbahwa kantor misi haji Indonesia tak dibenarkan lagi menggunakan kata misi haji Indonesia. Selama ini kantor misi haji Indonesia atau yang dikenalTeknis Urusan Haji selalu berkoordinasi dengan Kementerian Luar Negeri melalui Konsulat Jenderal RI di Jeddah. Ke depan, sudah harus dipisah, kata Kepala Staf Teknis Urusan Haji pada KJRI Jeddah, M. Syairozi Dimyati di Jeddah baru-baru ini. Surat Edaran (SE) tentang aturan itu sudah diterima dan sudah disampaikan kepada Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umroh (PHU) Anggito Abimanyu dan Menteri Agama Suryadharma Ali. Konsekuensi dari pelarangan
menggunakan istilah misi itu, lanjut dia, adalah sekitar 153 kendaraan operasional haji yang menggunakanplatnomorkendaraan atas nama KJRI tidak dibenarkan lagi beroperasi. Pihak otoritas setempat sudah memberikan tegurana agar kendaraan tersebut segera diurus dan segera
‘diputihkan.’ Semua yang menggunakan terminologi misi dan selama ini melekat dengan penyelenggaraan haji tidak dibenarkan lagi untukdigunakan.Jikainginmenggunakan kendaraan, menurut Syairozi, harus dilakukan dengan cara menyewa dan supirnya pun
Kota Persembunyian Osama Dijadikan Taman Hiburan ABBOTTABAD, Pakistan (Waspada): Pemerintah Pakistan berencana membangun taman hiburan di kota tempat persembunyian terakhir Osama bin Laden sebelum menemui ajal 2011 lalu. Menurut Reuters, untuk membangun taman hiburan di kota Abbottabad, sebelah utara provinsi Khyber Pakhtunkhwa, pemerintah Pakistan merogoh kocek hingga AS$30 juta atau setara Rp290 miliar. Proyek ini sendiri akan memakan waktu lima tahun hingga rampung. Pemerintah setempat membantah jika dikatakan pembangunan taman hiburan demi member-sihkan nama kota tersebut, melainkan hanya untuk meningkatkan jumlah pariwisata. Taman itu akan diisi oleh kebun binatang, olahraga air, golf mini, daki tebing, dan para paragliding.
harus orang setempat. “Ini jelas menyulitkan kita,” kata Syairozi Dimyati. Terkait dengan surat edaran itu, disebutkan pula kendaraan operasional untuk kesehatan pun tak dibenarkan lagi mengatasnamakanmisihaji.Termasukambulannya dan jika ingin menggunakanambulan,pemerintahsetempatlah yang menyiapkan. Surat edaran lain yang juga terkait dengan penyelenggaraan haji ke depan adalah pengaturan tentang pemondokan. Rancangan Undang-Undang yang mengaturpemondokanhajidinegeri itu sudah disahkan. Bunyinya mengatur bahwa pemondokan ke depan akan diatur oleh muasasah. Muasasah memegang peranan penting untuk menentukan jamaah haji dari suatu negara berada di lokasi mana. Artinya, otoritas jarak jauh atau dekat Masjidil Haram yang mentukan adalah muasasah. (m10)
KUALA LUMPUR, Malaysia (Antara): Seorang lelaki warga India ditahan di Bandar Udara Antarbangsa Pulau Pinang, karena menyelundupkan narkoba jenis ketamin sebanyak 6,5 kg dalam selimut tebal dan celah-celah kopiah.Taktik tersangka itu terbongkar saatpemeriksaanolehpihakpabeanPulauPinangyangmenemukan serbuk ketamin bernilai sekitar 227.500 ringgit (sekitar Rp680 juta), Sabtu pukul 00:30 waktu setempat, demikian media lokal di Kuala Lumpur, Selasa (5/2). Petugas pabean menahan tersangka yang berusia 44 tahun itu saat baru tiba dari New Delhi, India, dengan membawa dua bagasi. Hasil pemeriksaan terhadap bagasi tersebut, petugas menemukan serbuk putih diduga narkoba jenis ketamin yang disembunyikan dalam celah selimut tebal dan 17 kopiah. KepalaKantorPabeanPulauPinangDatukZulkifliYahyamengatakan, tersangka menyembunyikan narkoba dalam celah kopiah khusus dan menjahitnya kembali.
Enam Warga Malaysia Dijadikan WTS Di Australia KUALA LUMPUR, Malaysia (Antara): Seorang pemilik rumah bordilmenjadikanenamperempuanwarganegaraMalaysiasebagai wanita tuna susila (WTS) diWilloughby, Australia, sebagai pembayar utangmerekadatangkenegerikanguruitu.Semuaperempuantersebut dipaksa bekerja sebagai pelacur selama 20 jam setiap hari, demikian dilaporkanmedia-medialokaldiKualaLumpur,Selasa(5/2).Tersangka Wong Chee Mei, 37, atau dikenal sebagaiYoko mengakui hal tersebut di hadapan Pengadilan Daerah New SouthWales, Sydney, setelah diadituduhmenggajienamperempuanketurunanIndiayangdiambil dari Malaysia dan masuk ke Australia dengan visa pelajar. Namun tersangka mengaku tidak bersalah atas tuduhan eksploitasi seks dan enam tuduhan melanggar visa. Jaksa Carolyn Davenport SC mengatakan, para korban hanya bisa sedikit bahasa Inggris, bahkan sebagian ada yang tidak tahu sama sekali dan mereka tidak boleh meninggalkan rumah bordil hingga mereka melunasi utang untuk tiketpenerbangansertabiayapendidikansekitar5.000dolarAustralia. Namun,setelahutangyangdimaksudlunas,CheeMeitetapmelarang mereka meninggalkan rumah bordil dan mengancam akan membatalkan visa mereka, kata Davenport.
Oposisi Mesir Tuduh Polisi Aniaya Aktivis Sampai Tewas KAIRO, Mesir (AP): Seorang anggota partai oposisi Mesir menyatakan polisi telah menganiaya anggotanya sampai tewas, dengan melistrik dan memukulinya berulangkali pada bagian kepalanya —kasusterakhirdugaantindakanbrutalpolisidalamsatupenindakan atas para pemrotes anti-pemerintah. Mohammedel-Gindy,seorangaktivisberusia28tahun,meninggal duniaakibatcederanyaSenindiniharidisaturumahsakitKairosetelah dia mengalami‘penganiayaan hingga menyebabkan kematian,’ kata partai Populer Mesir Saat Ini dalam satu pernyataannya Senin (4/2). Kementerian dalam negeri tidak segera memberikan komentarnya. El-Gindydinyatakanhilangselamabeberapaharisetelahikutdalam aksi protes 27 Januari lalu di Lapangan Tahrir Kairo. Para pemrotes yang menentang berbagai kebijakan Presiden Mesir yang Islamis, MohammnedMoursi,danmemaksanyauntukmelakukanamandemen konstitusi, yang telah diajukan rancangannya oleh satu komisi Islamis dan menyetujui dilakukannya referendum tahun lalu. Sementara pada saat negaranya dalam krisis, keluarga Presiden Mousi dinyatakan berlibur dengan menggunakan jet pribadi ke kota Taba. Mereka memesan 12 kamar mewah di Hotel Hilton di tengah berlangsungnya krisis ekonomi dan politik. Kabar itu didapat dari pejabat Mesir yang berada di kota wisata tersebut. Istri Presiden Moursi dikabarkan berlibur mengajak saudara serta istri-istri dari pejabat Partai Kebebasan dan Keadilan (partai Moursi). Setelah menyaksikan istri Moursi, pejabat Mesir itu langsung melaporkannya ke suratkabar Al-Masry Al-Youm. (m10)
Beberapa Imam Kunjungi Lokasi Holocaust, Tunjukkan Toleransi DRANCY,Prancis(AP):PuluhanimamPrancistelahmengunjungi satumemorialHolocaustdiDrancydalamusahauntukmenunjukkan bahwa Islam toleransi terhadap semua agama. Para pemimpin Muslim itu, yang melakukan perjalanan dari berbagai tempat di Prancis, berkumpul Senin (4/2) malam di lokasi bekas kemp tahanan di mana sekitar 65.000 wargaYahudi disekap sebelum dideportasi ke kemp pembinasaan, terutama ke Auschwitz, selama Perang Dunia II. Acara tersebut, pertama kalinya sejak taman memorial Drancy dibuka September lalu, telah dihadiri oleh Menteri Dalam Negeri ManuelValls yang mengatakan ‘langkah itu menunjukkan bahwa dialog, toleransi dan pengertian dengan agama lain diperlukan dalam memerangi anti-Semitisme dan fanatisme. (m10)
Perlis Undang Investor Sumut Tanam Modal
The Associated Press
PENABURAN ABU JENAZAH SIHANOUK. Seorang anggota keluarga kerajaan Kamboja menempatkan abu jenazah mantan Raja Norodom Sihanouk di atas satu altar ketika mereka bersiapsiap untuk menaburkannya dekat pertemuan empat sungai di Phnom Penh, Kamboja, Selasa (5/2). Selain itu sebagian dari abu jenazah Sihanouk akan dimasukkan ke dalam sebuah guci yang menurut keinginannya, akan ditempatkan pada dasar Istana Kerajaan di dekat debu putri kesayangannya, Kunthea Buppha, yang meninggal pada usia 3 tahun.
DALAM rangkaian kunjungannya di Medan, Raja Muda PerlisTuankuSyedFaizuddinPutra Jamalullail telah mengundang para investor Sumut, khususnya Medan, untuk memperhatikan Perlis — salah satu negara bagian Malaysia — sebagai satu lokasi penanaman modal. Syed Faizuddin mengatakan kestabilan politik, keamanan dan kecilnya risiko bencana alam termasukbeberapafaktoryangdapat menarik para investor ke Perlis. Beberapa faktor lainnya adalah rendahnya biaya hidup, luasnya fasilitas infrastruktur, informasi dan jaringan teknologi komunikasi. Raja Muda Perlis itu menyampaikan hal itu dalam sambutannya pada pembukaan promosi makanan Perlis di Hotel SoechiInternationalMedan,Sabtu (2/2). Dia juga mengatakan Perlis merupakan pula negara bagian MalaysiayangmenghasilkansumberdayamanusiadengankehadiranUniversitiMalaysiaPerlis,Universiti Teknologi Mara,Politeknik Tuanku Syed Sirajuddin,Allianze UniversityCollegeIlmuKedokteran danKolejAntarabangsaTeknologi & Profesional.
Dia mengatakan makanan Perlis, yang telah dipromosikan diseluruhdunia,jugaakanmenarik investor dan wisatawan. Pada upacara penandatanganan memorandum of understanding (MoU) antara Perlis Media Club dan Aliansi Jurnalis Independen (AJI) di Medan, Syed Faizuddin mengatakan hubungan baik antara Malaysia dan Indonesiaharusdipeliharamelalui berbagai forum. Dalam hal ini, Syed Faizuddinjugamengatakandiaberharap media massa kedua negara akan mempromosikanhubunganantara kedua negara dan meredakan ketegangan yang disebabkan oleh kelompok tertentu. Di menjelaskan, Perlis yang terletak di bawah wilayah Segitiga PertumbuhanIndonesia-Malaysia - Thailand (IM-GT), merupakan daerah yang strategis bagi usaha untuk meningkatkan pertumbuhan kedua negara.Wilayah IMTGT melibatkan 22 wilayah di Indonesia,MalaysiadanThailand yang mencakup luas 569.652 km2 denganjumlahpenduduk67,7juta jiwa. Dalam acara tersebut Raja Muda Syed Faizuddin didam-
pingi istrinya, Raja Puan Muda Perlis Tuanku Hajjah Lailautul Shahreen Akashah Khalil, Konjen Malaysia untuk Medan Ahmad Rozian Abdul Ghani dan Direktur TourismMalaysiaMedanNorAsikin Haron serta sejumlah anggota delegasi Kerajaan Perlis. BeberapamasakanPerlisyang disajikan selama seminggu mulai 2 Februari di Hotel Soechi adalah LaksaKualaPerlis,DagingKurma Arau, Nasi Lemak, Bihun Goreng ala Tasik Melati. Sebelum acara tersebut Raja Muda Syed Faizuddin berkesempatan menyampaikan sumbangan ke panti asuhan anak yatim Al Jamiatul Washliyah di Pulu Brayan, Medan, di mana dia menegaskan, pemberian kepada anak yatim tidak mengenal batasan sempadan negara, antara Indonesia dan Malaysia karena merekamerupakanamanahdari Allah SWT kepada semua manusia tanpa mengenal bangsa dan batas negara. Sehari sebelumnya Raja Muda Syed Faizuddin juga telah meresmikan peluncuran Tahun Kunjungan Malaysia 2014 yang diselenggarakan di tempat yang sama. (mujo)
Waspada/Muhammad Joni
RAJA MUDA Perlis Tuanku Syed Faizuddin Putra Jamalullail menunjukkan nota kerjasama kuliner negara bagian Perlis dan Hotel Soechi International Medan yang disajikan selama seminggu di restoran hotel tersebut pada acara peresmiannya Sabtu (2/2) lalu. Konjen Malaysia untuk Medan Ahmad Rozian Abdul Ghani (kedua dari kiri), istri Raja Muda Perlis Tuanku Hajjah Lailautul Shahreen Akashah Khalil (kelima dari kiri), Raja Muda Perlis Tuanku Syed Faizuddin (kedua dari kanan) turut menyaksikan peresmian itu.
Sport
A10
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Six Balas Sindir Adebayor Cs
AP
PEMAIN Mali melakukan latihan serius di Durban, Afrika Selatan, Senin (Selasa WIB), karena akan menghadapi lawan tangguh Nigeria malam nanti pada semifinal Piala Afrika 2013.
NELSPRUIT, Afsel ( Waspada): Kedamaian yang rapuh antara pelatih Didier Six dan bintangnya Emmanuel Adebayor (foto), kembali hancur seusai kekalahan Togo dari Burkina Faso di perempatfinal Piala Afrika. Adebayor tanpa tanggungtanggung menyebut bahwa Six minim pengalaman dalam mengelola sebuah tim, seusai kekalahan 0-1 lewat perpanjangan waktu tersebut. Six melalui AFP, Selasa (5/ 2), membalas sindiran Adebayor cs. Dia mengaku ingin mendinginkan kepala sebelum menanggapi performa Togo sekaligus reaksi Adebayor. “Saya membawa mereka ke tempat yang tidak pernah mereka jejaki,” sindir Six, mengacu pada sukses perdana Togo me-
Three Lions Terusik Montenegro LONDON (Waspada): Fokus tim nasional Inggris terusik geliat Montenegro jelang menjamu Brazil dalam laga eksibisi dinihari WIB nanti di Stadion Wembley, London. “Melawan Brazil di Wembley itu luar biasa, tapi benak saya terusik sedikit soal laga melawan Montenegro,” ungkap kapten Inggris Steven Gerrard (foto), seperti dilansir Sports Mole, Selasa (5/2/2013). “Itu akan menjadi pertandingan kunci, kami tidak dapat menghindarinya. Anda tidak dapat menahan diri untuk tidak memikirkannya,” tambah gelandang asal klub Liverpool tersebut. Montenegro merupakan rival utama The Three Lions pada babak kualifikasi Piala Dunia 2014 zona Eropa. Kedua tim teratas Grup H itu justru akan jajal kekuatan 27 Maret mendatang di Montenegro. “Tidak ada yang dapat diterima kecuali kami memenangi grup ini. Saya pikir kami masih harus bekerja keras, itu pasti. Kami tidak ingin menjalani
fase playoff,” tekad Gerrard,. “Jika kami mendapat tiga angka di Montenegro, itu akan membuat kami kembali memegang kendali. Ukraina mendapat beberapa hasil mengecewakan, sehingga cukup membantu kami. Jadi sekarang seperti hanya persaingan antara dua tim,” ujarnya lagi. Karena skuad untuk laga lawan Tim Samba nanti merupakan kerangka bagi partai tandang di Montenegro, Theo Walcott berharap diturunkan Hodgson sebagai striker utama. Peluangnya terbuka, mengingat Jermain Defoe dan Daniel Sturridge sedang cedera. Winger berumur 23 tahun itu hanya mencetak empat gol selama membela Inggris. Namun dia percaya, penampilannya di Arsenal dapat memikat Hodgson untuk menempatkan dia sebagai penyerang tengah.
Peringatan Klinsmann
PPD 2014 Zona Concacaf Kamis, 7 Februari (WIB) Honduras v USA
04:00
Panama v Kosta Rika 09:00 Mexico v Jamaika
09:30
AP
PELATIH Juergen Klinsmann sumringah menyikapi diskusi Michael Bradley(kanan) dan Joey Altidore dalam sesi latihan tim Amerika Serikat di FIU Soccer Stadium, Miami, Selasa (5/2) pagi WIB.
“Beberapa hal berlangsung baik untuk Arsenal, Daniel dan Jermain keduanya absen hingga terdapat kesempatan. Tergantung pilihan manajer. Saya berlatih di depan dengan Wayne (Rooney), maka Anda tidak pernah tahu,” ucap Walcott. “Saya akan bermain di mana saja untuk Inggris dan Arsenal. Tapi saya percaya saya merupakan seorang penyerang dan saya yakin pada beberapa tahun berikutnya saya akan bermain (di sana) sedikit lebih sering,” katanya menambahkan. Duel Inggris-Brazil bagian dari perayaan ulang tahun ke150 FA, serta aksi pertama Three Lions sejak kalah 1-4 dari Swedia di laga eksibisi, November silam. “Ini adalah pertarungan dengan pertaruhan besar. Duel melawan Spanyol bukan (laga) hidup atau mati, karena kami menang (1-0) dan tidak kemasukan, itu berubah menjadi hal positif yang besar,” beber bek Phil Jagielka Lawatan ke Wembley akan menjadi partai pertama Luiz Felipe Scolari dalam masa bakti
-Persahabatan 1995 Luiz Ronaldo unjuk aksi mencetak gol pertama saat Brazil mengakhiri rekor belum terkalahkan Inggris di kandang sendiri. Gebrakan Graeme Le Saux memberi kesempatan bagi tim asuhan Terry Venables itu memimpin pada babak pertama, tetapi Ronaldo memberi inspirasi kepada Brazil untuk menang 3-1 sebagai yang pertama atas Inggris dalam 14 tahun. keduanya sebagai pelatih Selecao, setelah dia menggantikan Mano Menezes yang dipecat pada November lalu. Sebagai tuan rumah Piala Dunia 2014, tugas Scolari bukan hanya menjuarai turnamen itu, namun mesti menampilkan permainan menawan ala Jogo Bonito khas Samba. (m15/okz/sm/rtr/sunw)
AFP
Eksibisi Penting Malam Ini (WIB) Jepang v Latvia Kroasia v Korsel Chile v Mesir Norwegia v Ukraina Slovenia v Bosnia Spanyol v Uruguay Turki v Rep Ceko Macedonia v Denmark Inggris v Brazil Yunani v Swiss Islandia v Rusia Belanda v Italia Swedia v Argentina Belgia v Slovakia Irlandia v Polandia Romania v Australia Skotlandia v Estonia Wales v Austria Prancis v Jerman Paraguay v El Salvador Portugal v Ekuador
17:00 21:00 00:00 00:00 00:00 01:00 01:15 01:30 02:30 02:30 02:30 02:30 02:30 02:45 02:45 02:45 02:45 02:45 03:00 03:30 03:45
Deschamps (foto kiri) juga menatap sukses Franck Ribery (foto kanan) dan kawan-kawan menang 2-1 atas Italia, November silam, menjadi bekal bagus untuk terus memburu sukses. “Jerman tim berpengalaman dengan pemain-pemain
yang tampil pada dua turnamen utama terakhir dan mewakili klub-klub utama Jerman di Liga Champions,” tambah Deschamps. Prancis memiliki rekor yang membanggakan atas Jerman, yang tidak pernah kalah dari tetangganya itu sejak reunifikasi. Les Bleus malah tidak terkalahkan dalam enam partai terakhir sejak dua gol Rudi Voeller membawa Jerman Barat menang 2-1 pada 1987. “Statistik-statistik itu harus dipecahkan,” tekad manajer tim Jerman Oliver Bierhoff. Namun duel ini dilangsungkan pada periode sibuk di musim kompetisi level klub, bahkan ketika fase gugur Liga Champions
Lima Laga Klasik Brazil Vs Inggris - Penyisihan PD 1970 Tim Alf Ramsey, Inggris, dikalahkan Brazil 1-0 pada penyisihan grup Piala Dunia 1970 di Guadalajara, Mexico. Gordon Banks melakukan penyelamatan mengagumkan ketika Pele menggebrak, tapi Jairzinho mampu menyarangkan gol kemenangan dan Brazil menjadi juara. - Persahabatan 1984 John Barnes mencetak gol paling indah di Stadion Maracana, Rio de Janeiro. Dia mengecoh lawan saat melewati setengah lapangan Brazil dan memasukkan bola dengan tenang. Tim Bobby Robson itu menuai kemenangan 2-0 dan menjadi yang pertama di daratan Brazil ketika Barnes memberi umpan kepada Mark Hateley untuk mencetak gol kedua.
WASHINGTON (Waspada): Pelatih Juergen Klisnmann memperingatkan tim asuhannya Amerika Serikat serta tim favorit Mexico menyangkut perjuangan sulit untuk mencapai putaran final Piala Dunia 2014. “Tidak ada jalan yang mudah, tidak untuk Mexico, tidak untuk Amerika Serikat, tidak untuk siapapun. Anda harus bekerja keras, Anda harus mendapatkan angka-angka, Anda harus menghormati setiap lawan,” pesan Klinsmann, Selasa (5/2). Tim asuhan Klinsmann akan memulai perjalanannya di Honduras pada pembukaan kualifikasi zona Konfederasi Sepakbola Amerika Utara, Tengah, dan Karibia (Concacaf ). Tiga tim teratas setelah memainkan sepuluh partai dengan sistem setengah kompetisi akan lolos untuk putaran final Brazil 2014. Sedangkan tim peringkat keempat akan menghadapi juara Oceania untuk satu tiket lagi. “Setiap putaran kualifikasi Piala Dunia unik dan Concacaf juga rumit dengan caranya sendiri. Itu akan menantang Anda dengan berat, ini semua mengenai determinasi dan komitmen,” papar mantan penyerang dan pelatih Jerman tersebut. Skuad Paman Sam melawan Honduras dihuni duet penyerang Clint Dempsey asal Tottenham dan Jozy Altidore dari klub AZ Alkmaar, juga kiper Everton Tim Howard. Gelandang AS Roma Michael Bradley menjadi motor lapangan tengah, setelah mencetak lima gol untuk AS. Namun tidak seorang pun gelandang lainnya yang mampu mencetak gol, lima pemain malah belum pernah memperkuat timnas. Honduras bukan lawan mudah, sesuai statusnya sebagai kontestan Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan. Mereka menampilkan penyerang New England Revolution Jerry Bengtson dan gelandang Wigan Roger Espinoza. “Mereka memiliki Bengtson, yang selalu dapat menjadi lawan yang menyulitkan. Anda memiliki Espinoza di lini tengah, yang memiliki sentuhan indah,” jelas Klinsmann. AS memiliki rekor sepanjang masa 12-3-3 atas Honduras, namun The Catrachos tahu mereka memerlukan nilai maksimal dari setiap partai kandang. “(Putaran keempat) Hexagonal akan menjadi sangat ketat, maka yang paling penting adalah memaksimalkan pertandingan kandang,” tekad bek Honduras Victor Bernardez dari klub San Jose Earthquakes. “Berusaha untuk menciptakan sejarah adalah bagian dari paket. Kami tahu apa yang dipertaruhkan. Kami memiliki beberapa pertandingan yang sangat berat,” katanya menambahkan. (m15/ant/afp/ap)
Prancis Pelajari Panser PARIS (Waspada): Prancis yang memulai kehidupan dengan penampilan menjanjikan di bawah asuhan Didier Deschamps, berusaha mengambil pelajaran dalam laga eksibisi melawan Jerman dinihari WIB nanti. “Ini partai prestisius melawan tim Jerman yang sangat bagus. Kami ingin membangun apa yang telah kami lakukan dengan sangat baik sejauh ini dan tetap bergerak ke arah yang benar,” jelas Deschamps, seperti dikutip dari AFP, Selasa (5/2). Pada Februari 2012, Les Bleus saat dilatih Laurent Blanc mengalahkan Der Panzer 2-1 di Breman. Itu hasil yang membangkitkan kepercayaan diri mereka menjelang Euro 2012. Namun penampilan mengecewakan di Polandia-Ukraina, membuat Blanc digantikan Deschamps. Dua kemenangan dan hasil imbang di Spanyol pada Oktober 2012, membuat Pangeran Biru berada di posisi bagus untuk pertandingan melawan Georgia bulan depan di Pra Piala Dunia 2014.
Reuters
dan Liga Europa akan berlangsung pekan depan. Maka bukan kejutan untuk melihat sejumlah pemain inti Panser seperti gelandang Bayern Munich Bastian Schweinsteiger, juga trio Borussia Dortmund Marcel Schmelzer, Marco Reus, dan Mario Goetze, terpaksa mengundurkan diri sebelum tim meninggalkan Frankfurt menuju Paris. Pelatih Joachim Loew juga telah kehilangan penyerang veteran Lazio Miroslav Klose, yang mengalami cedera lutut. Loew berarti hanya memiliki bomber Bayern Mario Gomez sebagai satu-satunya penyerang tengah yang dapat mentas di Paris. (m15/ant/afp/espn)
-Perempatfinal PD 2002 Ronaldinho menjadi bintang Brazil ketika menyingkirkan anak asuh Sven Goran Eriksson dengan skor 2-0 di Shizuoka, Jepang. Michael Owen membuat Inggris memimpin lebih dahulu.Rivaldo menyamakan kedudukan setelah mendapat umpan dari Ronaldinho, yang kemudian menaklukkan kiper David Seaman lewat tendangan keras dari titik bebas. Brazil maju terus kemudian meraih gelar kelima di Piala Dunia. - Persahabatan 2007 Aksi pertama Inggris di Wembley, setelah tujuh tahun pindah karena direnovasi, berakhir frustrasi ketika Brazil menyamakan kedudukan 1-1 pada menit akhir. David Beckham mengarahkan tendangan bebas ke kapten John Terry, yang dengan cepat menyelesaikan umpan untuk membawa Inggris memimpin. Diego Ribas mengangkat pamor Samba saat menerima umpan Gilberto Silva untuk menyamakan kedudukan jelang akhir laga.
Hodgson Harapkan Fans Hormati Caps Cepek Cole
Reuters
nembus perempatfinal. Sebelumnya Adebayor kepada stasiun radio Prancis RFI menuding, pelatih tidak membantu sedikitpun. “Saya berada di lapangan, karenanya tak mungkin melakukan dua pekerjaan sekaligus (melatih dan bermain). Saya berusaha sebaik-baiknya, namun sungguh dia tidak membantu kami sedikitpun,” tudingnya. Sentimen striker Tottenham Hotspur itu didukung kiper Kossi Agassa yang mengkritik taktik Six. “Tentunya bukan kewenangan para pemain di lapangan untuk melakukan perubahan,” ucap Agassa. Persiapan Togo menghadapi Piala Afrika 2013 di Afrika Selatan memang didominasi ketidakpastian Adebayor, menyusul banyaknya kemelut antara dirinya dengan federasi sepakbola Togo terkait keamanan, manajemen dan bonus. “Apabila tim Togo terorganisasi dengan baik, saya akan selalu ada untuk mereka.Ya saya kerap mendengar komentar `dia datang, dia tidak datang`, namun itu semua karena banyaknya masalah yang menumpuk,” kritik Adebayor. “Apabila permasalahan itu bisa diselesaikan, saya akan sela-
AP
Semifinal Malam Ini (WIB) Mali v Nigeria Burkina Faso v Ghana
22:00 01:30
lu siap hadir. Anda tentunya sudah melihat bagaimana saya memberikan yang terbaik. Saya berbicara di ruang ganti, saya menjadi pemimpin, saya lah kapten tim,” katanya menambahkan. Tapi Adebayor hanya mencetak satu gol sepanjang turnamen kali ini. “Kami datang kemari dengan tujuan menjuarai Piala Afrika, melangkah ke final, dan sayangnya kami disingkirkan Burkina Faso. Kekecawaan ini sangat besar,” dalihnya lagi. (m15/ant/afp/rfi)
Mallorca Pilih Lagi Manzano MADRID (Antara/Reuters): Real Mallorca telah melakukan kesepakatan pendahuluan dengan Gregorio Manzano (foto), yang akan membuat dia kembali untuk masa kepelatihan ketiga di klub itu, menyusul pemecatan Joaquin Caparros. Manzano pun diperkenalkan kepada media di Stadion Iberostar, Selasa (5/2) malam waktu Spanyol. Dijuluki Si Profesor, entrenador berumur 56 tahun ini AP telah melatih bankyak klub, di antaranya Atletico Madrid, Sevilla, Malaga, Real Valladolid, dan Racing Santander. Dia membawa Mallorca menjuarai Piala Raja 2003 untuk pertama kali dan satu-satunya. Pengalamannya dianggap penting untuk mengangkat Mallorca, yang memecat Caparros setelah laju buruk yang membuat tim Kepulauan Balearic itu berada satu peringkat dari bawah. Mallorca melakukan start bagus musim ini dengan menang tiga kali dan seri dua kali pada lima partai pembuka La Liga, namun kemudian merosot dan kalah telak 0-3 dari Real Sociedad akhir pekan lalu. LONDON (Waspada): Pelatih Roy Hodgson (foto kanan) berharap Ashley Cole (foto kiri) diperlakukan dengan hormat ketika melakukan penampilan ke-100 bagi Inggris saat menjamu Brazil dinihari WIB nanti di Stadion Wembley. “Media memiliki kekuatan besar dan itu memberi dampak kepada orang-orang, begitulah fakta kehidupan. Jika Ashley mendapat perlakuan seperti itu, baik dia atau saya tidak dapat melakukan apapun,” jelas Hodgson, seperti diberitakan Reuters, Selasa (5/2). “Saya menilai dia sebagai pemain sepakbola. Apakah dia akan menjadi sosok yang tepat untuk membantu Inggris memenangi laga, itulah yang benarbenar menarik bagi saya,” ujarnya lagi. Cole menjalani hubungan buruk dengan fans The Three Lioins, yang menilainya poster boy untuk semua hal yang salah dengan permainan modern. Namun bek kiri Chelsea berusia 31 tahun itu akan menjadi pemain Inggris ketujuh yang mampu mencapai caps cepek. Cole bakal bergabung dengan legenda Peter Shilton,
David Beckham, Bobby Moore, Bobby Charlton, Billy Wright, dan Steven Gerrard. “Selama sembilan bulan terakhir saya mendapati dirinya merupakan seorang profesional sangat bagus, yang memilih untuk berbicara di lapangan sepakbola. Saya melihat tidak ada yang salah dengan hal itu,” bela Hodgson. Cole melakukan debut timnas saat berumur 20 tahun pada laga melawan Albania di Tirana tahun 2001 silam. Selain Hodgson, mantan bek Arsenal itu juga mendapat dukungan penuh dari rekan setimnya sekaligus sesama bek Glen Johnson (Liverpool) dan winger Theo Walcott (Arsenal). “100 Penampilan merupakan hal fantastis untuk Ashley. Bagi saya, tidak seorang pun yang lebih layak mendapatkannya. Dia menjadi anggota kunci di tim manapun yang diperkuatnya, dari satu musim ke musim berikut,” puji Johnson. “Ashley sangat penting, dia begitu berpengalaman dan telah memenangi banyak hal. Banyak pemain yang menghormatinya,” timpal Walcott. (m15/ant/rtr/afp)
Spanyol Tak Dapat Obati Pasien Judi Bola MADRID (Waspada): Pengaturan pertandingan dan perjudian ilegal terjadi di Spanyol, tetapi sejumlah otoritas belum mengakui masalah ini sekaligus tidak dapat mengobati pasien judi bola. “Di sini penyakitnya tidak diakui, maka Anda tidak dapat mengobati pasien,” jelas Wakil Presiden Liga Profesional (LFP) Javier Tebas melalui Marca, Selasa (5/2). “Terdapat institusi-institusi yang tidak waspada terhadap apa yang terjadi. Terdapat pengaturan laga dan perjudian ilegal. Persentasenya kecil, namun korupsi juga terjadi di Spanyol,” tegas Tebas. Penyelidikan yang dilakukan kepolisian Eropa, badan anti kriminal Eropa Europol, dan jaksa-jaksa nasional, telah mengungkap 680 pertandingan yang diduga telah diatur sebagai bagian dari penipuan perjudian global yang dijalankan dari Singapura. Mereka memasukkan beberapa laga kualifikasi Piala Dunia, Piala Eropa, dan Liga Champions. Sejumlah pertandingan dikaji, beberapa di antaranya telah menjadi subjek dari persidangan kriminal yang cukup sukses dari tahun 2008 sampai 2011.
Sekitar 380 partai berlangsung di Eropa, 300 lainnya diidentifikasi berlangsung di Afrika, Asia, dan Amerika Latin. “Kami berusaha mengungkap pihak-pihak yang curang, karena terjadi kecurangan di sepakbola Spanyol,” tekad Tebas. Sebelumnya, Kepala Europol Rob Wainwright (foto) mengatakan, penyelidikan ini berskala besar-besaran karena mengaitkan tuduhan adanya pengaturan skor pertandingan. Salah satunya bahkan menimpa laga Liverpool kontra Debrecen pada penyisihan Grup Liga Champions musim 2009. Lembaga Intelijen Uni Eropa itu sebenarnya masih enggan membeberkan siapa saja yang terlibat. Namun The Sun merilis, kiper Debrecen Vukasin Polek-
AP
sic dihukum larangan bermain selama dua tahun karena tidak melaporkan pendekatan dilakukan sindikat pengatur skor. Terutama sebelum laga melawan Fiorentina, yang juga satu grup bersama Liverpool di Liga Champions 2009. Poleksic tam-
pil saat timnya mentas di Anfield pada 16 September 2009, yang dimenangkan The Reds 1-0 berkat gol tunggal Dirk Kuyt. Laga Liga Champions itu serta kualifikasi Piala Dunia memberikan keuntungan terhadap kartel judi sebesar delapan juta euro (Rp105 miliar). “Ini jelas salah satu investigasi terbesar kami terkait dengan dugaan pengaturan skor,” tegas Wainwright dalam konferensi pers di Den Haag. Sekurang-kurangnya ada 425 wasit, pemain dan petugas bola bakal menjalani penyelidikan.Polisijugaakanmelakukan investigasi terhadap sejumlah personel sepakbola di Jerman, Austria, Eslovenia, Inggris, Hungaria, Belanda dan Turki. (m15/ant/rtr/sun/marca)
Sport
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
A11
Opunk Bangga Prestasi Inkanas Sumut Berjaya Di Asian Karate Cup MEDAN (Waspada): Ketua Umum KONI Medan, Drs H Zulhifzi Lubis, memberikan apresiasi atas sukses atlet-atlet Perguruan Inkanas Sumut dalam meraih prestasi terbaik di Kejuaraan Asian Karate Cup/Silent Knight 14th 2013 di Malaysia. “Kami bangga dengan capaian prestasi Inkanas Sumut yang mampu merebut hingga 11 medali emas di kejuaraan internasional. Prestasi ini patut diberikan apresiasi,” ujar Zulhifzi saat menyambut kepulangan rombongan atlet, pelatih, dan ofisial Inkanas Sumut di Bandara Polonia Medan, Selasa (5/2) siang. Menurut pria yang akrab disapa Opunk Ladon ini, paling membanggakan adalah 15 karateka yang dikirim dalam kejuaraan berlangsung pada 2-3 Februari lalu, semuanya adalah atlet yang berdomisili di Kota Medan. Termasuk em-
pat atlet peraih medali emas adalah binaan KONI. “Pemko dan KONI Medan berterima kasih atas dedikasi perguruan Inkanas Sumut, terkhusus kepada Ketua Umum Inkanas Sumut Ir H Umar Zunaidi Hasibuan MM yang telah membina karateka Kota Medan hingga menjadi atlet kebanggaan daerah dan nasional, seperti Jintar Simanjuntak dan Tantri Widyasari yang kerap menjadi andalan Indonesia di ajang SEA Games,” ujar Opunk. Kabid Binpres Inkanas Sumut, H Hadismar M Noor, menjelaskan Kejuaraan Asia Karate Cup/Silent Knight 4th merupakan event tahunan di Kuala Lumpur dengan diikuti negaranegara di Benua Asia. Khusus tahun ini, tidak kurang dari 10 negara bersaing, termasuk di antaranya Uzbekistan, China Taipei, India, dan tuan rumah Malaysia. “Alhamdulillah, kita berhasil
Waspada/Dedi Riono
KETUA Umum KONI Medan, Drs H Zulhifzi Lubis, bersama rombongan atlet, pelatih, dan ofisial Inkanas Sumut setibanya di Bandara Polonia Medan, Selasa (5/2). meningkatkan prestasi dengan menyabet 11 medali emas, empat perak, dan empat perunggu. Prestasi ini meningkat dari tahun sebelumnya dengan 9 medali emas. Kami ucapkan terima kasih atas dukungan Ketua Umum KONI Medan, khususnya dalam memotivasi atlet,” katanya.
Hadismar mengaku prestasi yang dicapai merupakan buah dari ketekunan atlet dalam berlatih, dedikasi tinggi pelatih, perhatian orangtua serta dukungan pengurus Inkanas Sumut. Adapun atlet peraih emas adalah Jihan Safira, Fernanda, Nurul Azizah, Alya Sabina, Mutiara Anjelina, M Fahmi, Chairul Rozi,
Zaki Abdullah, Ari Pratama, M Ikhwan, dan Mutia Putri. Medali perak disumbangkan Dwi Tama (2), Jihan Safira, dan Nurul Azizah, sedangkan Alya Sabina, Risha Lauren, M Raihan Farizi, dan Dwi Tama mempersembahkan perunggu bagi Inkanas Sumut. (m42)
Suimin Asah Kepercayaan MEDAN (Waspada): PSMS Medan mengasah kepercayaan diri para pemain dalam persiapan menghadapi laga pertama kompetisi Divisi Utama Liga Indonesia di Stadion Baharoeddin Siregar, Lubukpakam, Sabtu (9/2) nanti.
Waspada/Arianda Tanjung
GELANDANG PSMS M Affan Lubis (kiri) didampingi Alberto Morel dan Riko Simanjuntak mendengarkan arahan pelatih dalam latihan di Stadion Kebun Bunga Medan, Selasa (5/2).
Patmi Singkirkan Tumpass Piala Suhenda Guntara LIMAPULUH (Waspada): Tumpass FC (Deliserdang) tersingkir dari turnamen sepakbola U-20 Piala Suhenda Guntara setelah takluk 1-7 atas PS Patmi Limapuluh (Batubara) di Lapangan Perkebunan Dolok Limapuluh, Batubara, Selasa (5/2). Selain kalah dari Patmi, Tumpass pada laga sebelumnya juga digasak PSDS Junior 5-1. Dengan dua kekalahan, Tumpass pun harus angkat koper lebih awal dari turnamen yang digelar MPC PP Batubara bekerjasama BKRM Batubara, dan Perwakilan Waspada Kisaran ini. PS Patmi selanjutnya akan menghadapi PSDS Junior dalam laga penyisihan akhir Grup A. Pertandingan ini akan digelar Kamis (7/2) besok, guna memperebutkan posisi juara grup. Tujuh gol PS Patmi masing-masing hasil hatrik Kris, Eko (2), Tirta, dan Raju. Gol balasan Tumpass diciptakan Agung melalui titik pinalti. Pada Rabu (6/2) ini, laga penyisihan Grub B akan mempertemukan Havea FC Tanah Gambus dan Gumarang FC Medan. (c04/c05)
Saentis Juara Sepakbola Wanita PERCUT SEITUAN (Waspada): Tim Desa Saentis, Kecamatan Percut Seituan, Deliserdang, menjuarai turnamen sepakbola wanita dengan menaklukkan tuan rumah Desa Sampali 4-0 di Lapangan Desa Sampali, Percut Seituan, Minggu (3/2). Turnamen yang digelar pada 2-3 Februari dan diikuti 10 tim itu, sebelumnya dibuka resmi Ketua TP PKK Deliserdang, Ir Hj Anita Amri Tambunan. Juara ketiga diduduki Desa Bandar Khalifah yang mengungguli Desa Tanjungselamat 3-0. Acara pembukaan turnamen akhir pekan lalu itu dirangkai pemberian ratusan tas kepada pelajar tingkat SD dan SLTP di Desa Sampali. Ketua Panitia, AM Dasopang SE, mengatakan turnamen ini sebagai ajang pengembangan bakat sepakbola wanita. Camat Percut Seituan, Darwin Zein SSos, berharap turnamen tersebut dapat memotivasi generasi muda, khususnya wanita untuk lebih mengembangkan minat bakat sepakbolanya. (crul)
Problem Catur Jawaban di halaman A2. 8
7
6
5
4
3
2
1 B
C
D
E
F
G
H
Hadirnya trio Paraguay yakni Alberto Morel (depan), Edgar Enrique (tengah), dan Moises (belakang) menambah kekuatan Ayam Kinantan. Ditanya alasan memilih pemain asal Paraguay, Suimin yang sebelumnya pernah menangani Sriwijaya FC, Pelita Jaya, dan Persikabo Bogor menilai tipikal pemain asal negera Amerika Latih itu mirip dengan ciri khas Medan yang keras dalam batas sportivitas. “Ciri khas permainan keras dibutuhkan untuk mempertahankan tradisi PSMS yang cukup disegani oleh lawan,” kata Suimin yang pernah membawa PSMS menjadi juara putaran
XTtrim Monstrac Asahan Peduli Korban Banjir BUNTUPANE, Asahan (Waspada): Pecinta sepeda motor trail yang tergabung dalam XTrim Monstrac Asahan menyerahkan bantuan 150 paket sembako kepada korban bencana alam banjir di Kecamatan Buntupane, Kabupaten Asahan, Selasa (5/2). “Bantuan ini sebagai bentuk kepedulian kita terhadap masyarakat korban banjir. Sebagai sesama warga Asahan, kita harus saling membantu,” ujar Penasehat XTrim Monstrac Asahan, AKBP Yustan Alpiani, saat berbaur dengan korban banjir. Pada kesempatan itu,Yustan
yang juga menjabat Kapolres Asahan didampingi Ketua KONI Asahan Nurkarim Nehe, Ketua DPD KNPI Asahan Rahmat Hidayat Siregar, Ketua XTrim Monstrack Asahan Suparman Sinambela, Kasat Lantas AKP Eko Hartanto, kroser senior AKP Napsanto, Arifin Widjaja, dan para kroser muda. “Musibah itu masalah bersama, makanya harus saling membantu. Kami juga ikut prihatin dengan masalah ini, tapi XTrim Monstrac Asahan selalu ada untuk masyarakat dan siap membantu karena kita semua bersaudara,” pungkas Yustan.
Camat Buntupane Muhili, melalui Sekcam Mrasakti Siregar, bersama Kades Desa Prapatjanji Indra Mahyudi Sitorus dan Koramil Kodim 0208/AS, mengucapkan terima kasih atas bantuan XTrim Monstrac Asahan. “Kami terharu karena kepedulian yang diberikan pihak XTrim Montrac Asahan dan Polres Asahan. Hanya Tuhan yang bisa membalasnya,” ujar Maraskti menambahkan Desa Prapatjanji, Buntupane, Mekarsari, dan Seisilau Timur terendam banjir dengan kedalaman air mencapai 1 meter. (a15)
Tiga PAC PP Gelar Turnamen AEKKANOPAN (Waspada): Tiga Pimpinan Anak Cabang Pemuda Pancasila (PAC PP) di Kabupaten Labuhan Batu Utara menggelar turnamen sepakbola di tiga kecamatan secara serentak. Ketiga PAC PP yang menggelar turnamen adalah PAC Kecamatan Kualuhhulu, Kualuh Leidong, dan Marbau. Pembukaan turnamen pun digelar
TTS TOPIK
Putih melangkah, mematikan lawannya lima langkah.
A
“Empat hari menjelang laga pertama melawan PS Bengkulu, kita mengasah kepercayaan diri pemain. Ini sangat penting apalagi kebanyakan pemain masih muda dan butuh pengalaman dari seniornya,” kata Pelatih Suimin Diharja kepada wartawan di Medan, Selasa (5/2). Suimin, dijuluki pelatih kampung, berharap mental pemain akan tertempa pula hingga tampil pantang menyerah dalam setiap pertandingan. Diakui, dirinya masih buta kekuatan lawan sehingga menilai pertandingan pertama nantinya sangat memengaruhi laga-laga selanjutnya.
pertama Liga Indonesia 1998 dan semifinalis Liga Indonesia 2000. Kendati begitu, Suimin mengakui skuadnya belum memiliki striker murni dari 26 pemain yang didaftarkan ke PT Liga Indonesia. Walau PSMS berhasil menyapu bersih kemenangan dalam laga ujicoba, Suimin belum puas. “Kita tentunya berharap seluruh pemain dapat menciptakan gol. Namun tentunya lebih baik lagi apabila ada sosok striker murni yang memiliki naluri dalam menciptakan gol,” terangnya. Suimin melihat Alberto Morel memiliki kemampuan sebagai penyerang. Pemain yang akrab disapa Beto itu diharapkan dapat bersinergi dengan lini tengah yang dipercayakan kepada M Affan Lubis, Riko Simanjuntak, dan Aidun Sastra Utami. Kehadiran Edgar Enrique pun dinilai menambah kekuatan lini tengah. (m18)
serentak pada Minggu (3/2) lalu. Di Kecamatan Kualuhhulu, turnamen yang berlangsung di Stadion Kanopan Ulu, dubuka resmi Camat Adi Winarto serta dihadiri Sekretaris MPC PP Labura Krida Laksana Aulia SH. Adi berharap turnamen tersebut dapat meningkatkan pembinaan dan menjaring bibitbibit sepakbola untuk ke depan memperkuat klub-klub di La-
bura dan Sumut. Ketua MPC PP Labura, Arly Simangunsong, mengatakan turnamen di tiga kecamatan tersebut akan dilanjutkan ke tingkat kabupaten. “Turnamen serupa juga telah diadakan PAC PP di kecamatan lainnya, seperti di NA IX dan X, serta di Kualuh Selatan. Bagi PAC yang belum menggelar turnamen, diharapkan segera menggelarnya,” ujar Arly. (c08)
Wajib Sediakan Dana Rp300 Juta Syarat Calon Ketum Forki Sumut MEDAN (Waspada): Tim Penjaringan Calon Ketua Umum Pengprov Forki Sumut periode 2013-2017, resmi mengumumkan berbagai syarat yang harus dipenuhi figur calon sebelum maju dalam Musprov Forki Sumut pada 10 Februari nanti. Satu di antara sejumlah syarat yang wajib dipenuhi adalah menyediakan dana senilai Rp300 juta. Dana senilai tersebut sebagai dana cadangan untuk persediaan melaksanakan berbagai kegiatan pembinaan Forki Sumut setiap tahunnya hingga tahun 2017. “Figur calon ketum nantinya harus membuat surat pernyataan kesanggupan pengadaan dana Rp300 juta per tahun. Hal ini melihat kebutuhan Forki Sumut yang minimal menghabiskan anggaran senilai itu setiap tahunnya untuk menyukseskan berbagai kegiatan pembinaan,” ujar Tim Penjaringan Calon Ketum Forki Sumut, Drs Sahala Nainggolan, di Medan, Selasa (5/2). Tim penjaringan yang terdiri
atas Ir Sjahwarsja, Drs Sahala Nainggolan, dan M Fahrurozi SH MHA, juga menetapkan sederet syarat lain. Di antaranya, menyediakan sekretariat tetap yang representatif, menyediakan tempat latihan (dojo pusat Forki Sumut) yang lengkap fasilitas. Syarat lainnya, harus calon ketum berdomisili di Kota Medan, usia minimal 48 dan maksimal 65 tahun. Masih terdaftar sebagai pengurus Pengcab Forki atau Pengprov Perguruan dan didukung minimal lima Pengprov Perguruan atau Pengcab. “Apabila telah terpilih dan dalam periode satu tahun kepengurusan ternyata tidak mampu memenuhi persyaratan tersebut, maka ketua umum terpilih harus bersedia mundur atau diadakan Pergantian AntarWaktu (PAW ) secepatnya,” timpal Fahrurozi. “Persyaratan ini harap jangan dianggap memberatkan, karena ini demi mempertahankan kejayaan Forki Sumut. Kita tidak ingin figur calon ketua
umum yang maju itu asalasalan. Tidak bisa dipungkiri, pembinaan atlet itu membutuhkan dana yang tidak sedikit,” tambah Sahala seraya mengatakan hingga saat ini baru satu figur menyampaikan surat pengajuan diri menjadi calon ketua umum, yakni Kolonel Acwan Asmadi (Perguruan Inakado). Sebelumnya, H Rahmat Shah menyatakan bersedia kembali menduduki jabatan ketua umum, sekiranya memang tidak ada lagi figur mampu dan bersedia menggantikan jabatannya sebagai Ketua Umum Pengprov Forki Sumut. “Saya sudah 15 tahun (tiga periode) memimpin Forki Sumut, tidak etis rasanya kalau terus-terusan saya. Begitupun, jika memang tidak ada lagi yang bersedia atau mampu serta semuanya mendukung, saya kembali menjabat dan siap. Saya tidak akan membiarkan kejayaan Forki Sumut runtuh karena tidak ada yang mau mengurus,” ucap Rahmat. (m42)
CH Berharap Muncul Pemain Dari Pedesaan klub Kata Bima yang menerima bantuan bola dan kostum. Disebutkan, Kata Bima merupakan anggota klub PSDS yang sempat vakum akibat belum berputarnya kompetisi. Namun bantuan Chairuman tersebut dapat kembali “menghidupkan” klub yang berlatih di Lapangan Bandar Khalifah tersebut. (m18)
MEDAN ( Waspada): Di daerah pedesaan maupun perkebunan, terdapat potensi besar menghasilkan pesepakbola andal dengan harapan Sumatera Utara kembali berjaya layaknya pada 1950 sampai 1980-an. Demikian disampaikan Cagubsu Dr H Chairuman Harahap SH MH, Selasa (5/2), seusai memberikan bantuan bola dan kostum sepakbola di Desa Laut Dendang, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deliserdang. Menurutnya, salah satu keberhasilan sepakbola dulunya disebabkan kebanyakan pemain berasal dari pedesaan. Di samping potensi besar menghasilkan pesepakbola andal, geografis di pedesaan sangat cocok untuk menempa fisik dan mental. “Kita melihat masih banyak anak-anak sekolah dasar maupun remaja di tingkat sekolah menengah di pedesaan harus berjalan kaki ke sekolah yang jaraknya cukup jauh,” kata mantan Deputi III Menteri Koordinator Politik Hukum dan Keamanan RI (2006-2008) itu. Dengan demikian, tambah Chairuman, bakat alam yang sudah dimiliki anak-anak dan kalangan remaja itu dapat diteruskan melalui pelatihan teknik melalui sekolah sepakbola maupun klub sepakbola yang tumbuh menjamur. Tentunya dibutuhkan per-
hatian pembina maupun pengurus sepakbola untuk melihat talenta pemain. Kompetisi yang berkesinambungan turut menggairahkan perkembangan sepakbola di daerah ini. “Ini tentunya menjadi motivasi untuk lebih menggairahkan sepakbola khususnya di Desa Laut Dendang ini,” kata Suryanto, pemain senior dari
Kerja/Klinik. 24. Tumor ganas. 25. Zat organik yang diperlukan tubuh dari makanan atau minuman.
Isi kotak kosong dengan angka 1 sampai 9. Tidak boleh ada pengulangan angka mendatar, menurun, maupun di dalam kotak 3x3 bergaris tebal. Tingkat kesulitan: sedang (***), bisa diselesaikan kurang dari sepuluh menit. Jawaban di halaman A2 kolom 1.
KESEHA TAN KESEHAT
Sudoku MENDATAR
1. Paham (isme) yang menganggap kesenangan dan kenikmatan materi sebagai tujuan utama dalam hidup. 5. Penyakit sariawan. 7. Memasukkan sesuatu ke dalam mulut, mengunyah dan menelannya untuk menambah enerji. 8. Tumbuhan menjalar yang bijinya berbau sedap dan dipakai untuk ramuan obat-obatan 9. Singkatan Spesialis Anak. 10. Tumbuhan asal Asia Timur dijadikan ramuan obat-obatan dan berkhasiat membangkitkan nafsu syahwat. 12. Serangga parasit di rambut. 13. Penumpukan lemak yang berlebihan di dalam badan. 14. Bahan untuk mengurangi atau menyembuhkan penyakit. 16. Alat dokter gigi agar mulut tetap terbuka. 18. Kubis, sayuran yang baik untuk kesehatan. 19. Rongga (hidung) tempat nanah keluar. 20. Singkatan Kedokteran Nuklir (di belakang gelar Spesialis/Sp). 21. Penentuan jenis penyakit dengan meneliti gejala-gejalanya. 23. Singkatan Magister Kedokteran
MENURUN
1. Protein sel darah merah yang memungkinkan darah mengangkut oksigen. 2. Penyembuh pengembangan urat darah. 3. Tidak berhubungan dengan ilmu kedokteran atau tenaga medis. 4. Singkatan menstruasi. 5. Ilmu (logi) yang berkenaan dengan penyakit khusus pada sistem reproduksi wanita. 6. Majir; Tidak dapat mempunyai anak. 8. Bagian tubuh yang menjadi pusat peredaran darah. 11. Ilmu yang mempelajari rahang, terutama sistem pengunyahan. 15. Buah zakar. 17. Obat sakit kepala, pilek, demam; Asam asetilsalisilat. 18. Bagian rumah sakit tempat orang berobat dan meminta advis medis. 20. Garuk dengan uang logam di tubuh orang yang masuk angin. 22. Sel telur pada wanita. 23. Singkatan Magister Manajemen Rumahsakit.
3
7
6 9 4 6 1 7 1 9 7 6 9 5
6
2 9 5
7
9
9
5 7 9 3 6 3 4 7 1 8 5 3 ***426
Sport
A12
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Nil Aman Sampai Pra Piala Asia JAKARTA (Waspada): Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin Husin, memastikan posisi Nilmaizar sebagai Pelatih Kepala Timnas Senior Indonesia tetap aman. Setidaknya hingga selesainya digelar Pra Piala Asia 2015. Karena itu, Djohar meminta mantan pelatih klub Semen Padang itu lebih fokus untuk menyiapkan Irfan Bachdim cs menghadapi tuan rumah Irak malam nanti pada laga perdana Pra Piala Asia di Dubai. “Sejauh ini tidak ada wacana untuk mengganti pelatih. Lagi pula, sangat riskan sekiranya kita akan melakukan pergantian pelatih, mengingat waktu yang sudah cukup mepet,” kata Djohar kepada Waspada di Kantor PSSI, Senayan Jakarta, Selasa (5/2). Ditambahkan, karena akan menghadapi sejumlah laga
krusial melawan beberapa klub level atas Asia, sangat diharapkan kendala non teknis tidak sampai mengganggu persiapan. Karena itulah, Djohar meminta semua elemen di timnas fokus mempersiapkan diri. Diakuinya, isu seputar perombakan jajaran pelatih memang sempat mencuat, menyusul pertemuan Presiden SBY dan Presiden Argentina beberapa waktu lalu. Dalam pertemuan tersebut, kepala negara sempat membahas kemungkinan mendatangkan pelatih dari Argentina. “Untuk menggunakan tenaga pelatih dari Argentina, jelas bukanlah program jangka pendek. Sebab banyak hal yang harus dilakukan untuk menjalankan wacana tersebut,” papar Djohar. Sedangkan keputusan untuk menghidupkan kembali Badan Tim Nasional (BTN), imbuh Djohar, dirinya berani menggaransi
Pra Piala Asia 2015 Malam Ini (WIB)
hal ini dilaksanakan bukanlah untuk perombakan timnas. “BTN dihadirkan demi pelaksanaan tugas mengurusi semua kebutuhan timnas, agar lebih terarah. Saya yakin, jika dikelola sebuah badan akan lebih fokus dan timnas akan lebih baik,” tandas Djohar. Seperti diketahui, dalam waktu dekat PSSI akan mengumumkan dihidupkannya kembali BTN. Begitu juga dengan komposisi kepengurusan badan yang nantinya akan mengelola timnas Indonesia. Dengan demikian, kepengurusan induk sepakbola nasional tiga badan, yakni PT Liga Prima Indonesia Sportindo (pengelola kompetisi profesional), Badan Futsal Nasional (BFN), dan BTN. (yuslan)
Grup A Di Amman Di Muscat Grup B Di Teheran Di Bangkok Grup C Di Dubai Di Dammam Grup D Di Sharjah Di Doha Grup E Di Tashkent Di Hanoi
: Jordania v Singapura : Oman v Syria
21.00 22:15
: Iran v Lebanon : Thailand v Kuwait
19.00 19.00
: Irak v Indonesia : Arab Saudi v China
20.30 00.15
: Yaman v Bahrain : Qatar v Malaysia
22.15 22.30
: Uzbekistan v Hongkong : Vietnam v Uni Emirat
18.00 18.00
Debut Marquez Curi Perhatian SEPANG, Malaysia (Waspada): Dani Pedrosa tampil gemilang pada tes perdana pramusim MotoGP di Sirkuit Sepang, Selasa (5/2). Namun Marc Marquez (foto) yang menjadi tandemnya di Repsol Honda mencuri perhatian. Dalam tes perdana dengan mengendarai RC213V, Pedrosa menjadi rider tercepat setelah mencatatkan waktu 2 menit 1.157 detik. Pedrosa mengalahkan juara bertahan Jorge Lorenzo (Yamaha) yang berada di posisi kedua dengan waktu 2:1.241. Penampilan cemerlang diperlihatkan Marquez. Debutan andalan Repsol Honda itu mampu membuktikan kualitasMOBIL Mercedes W04 yang dikendarai Nico Rosberg mengeluarkan api di sesi ujicoba pramusim F1 2013 di Sirkuit Jerez, Spanyol, Selasa (5/2). -AP-
JEREZ, Spanyol (Waspada): Toro Rosso, Marussia, dan Caterham resmi meluncur mobil terbarunya untuk musim balapan Formula One (F1) 2013 di Sirkuit Jerez, Spanyol, Selasa (5/2). Bersamaan itu, tes pramusim perdana juga digelar di sirkuit tersebut. Mobil Toro Rosso yang nantinya bakal dikendarai oleh Jean-Eric Vergne dan Daniel Ricciardo diberi nama STR8. Desain mobil ini sekilas menyerupai mobil RB9 milik Red Bull. Musim lalu, Toro Roso hanya finish kesembilan di klasemen konstruktor, sedangkan kedua pebalapnya berakhir di posisi 17 dan 18. “Ini cukup emosional. Tim ini telah bekerja dalam level yang tinggi untuk menghasilkan mobil yang hebat ini dan memenuhi harapan yang ditargetkan musim ini,” ujar Presiden Toro Rosso, Franz Tost. Karena itu, Tost kini menargetkan timnya mampu finish di enam besar kelas konstruktor. Tost juga mengharapkan kedua pebalapnya bisa memaksimalkan STR8 ini dengan baik demi sebuah kemenangan. Marussia juga memperkenalkan mobil andalannya yang diberi nama MR02. Menyambut mobil dengan perpaduan warna merah dan hitam itu, optimisme langsung disuarakan oleh Ketua Tim John Booth. “Kami memulai pramusim pertama 2013 dengan merasa amat positif dengan mobil baru kami -MR02- dan apa yang menanti di dalam bab penting se-
Pasang Iklan Telp. 4528431 HP. 081370328259
Email:
iklan_waspada@yahoo.co.id
lanjutnya di dalam pengembangan tim F1 Marussia,” kata Booth. Sejauh ini, Max Chilton menjadi satu-satunya pebalap yang telah dikonfirmasikan memperkuat Marussia. Kendati begitu, Luiz Razia disebut-sebut akan segera diplot menjadi rekan setimnya nanti. Sesuai jadwal, Caterham juga meluncurkan mobil barunya. Dinamakan CT03, andalan baru Caterham ini disebut-sebut sebagai evolusi musim lalu. Didominasi warna hijau, CT03 akan dikemudikan oleh duet Charles Pic dan Giedo van der Garde yang menggantikan Heikki Kovalainen dan Vitaly Petrov.
Hasil Selasa (5/2) Jenson Button Mark Webber Romain Grosjean Paul di Resta Daniel Ricciardo Felipe Massa Nico Hulkenberg Nico Rosberg Pastor Maldonado Giedo van der Garde Max Chilton
McLaren MP4-28 Red Bull RB9 Lotus E21 Force India VJM06 Toro Rosso STR8 Ferrari F138 Sauber C32 Mercedes W04 Williams FW34 Caterham CT03 Marussia MR02
Di sesi tes perdana, Jenson Button tampil sebagai pebalap tercepat. Driver McLaren sal Inggris ini mencatat waktu tercepat 1:18.861. Torehan waktunya mengungguli Romain Grosjean (Lotus) yang memimpin sesi siang hari dengan 1:19.796. Padalah Button sempat mengawali ujicoba dengan buruk ketika mobil MP4-28 yang dikendarainya terhenti di lap
1:18.861 (37 lap) 1:19.709 (73) 1:19.796 (54) 1:20.343 (89) 1:20.401 (70) 1:20.536 (64) 1:20.699 (79) 1:20.846 (11) 1:20.864 (84) 1:21.915 (64) 1:24.176 (29)
ketiga akibat kegagalan pompa bensin. Sebelumnya, Nico Rosberg juga mengalami insiden saat Mercedes W04 yang dikemudinya mengeluarkan api. Posisi kedua ditempati Mark Webber (Red Bull) diikuti Grosjean, Paul di Resta (Force India), dan Daniel Ricciardo (Toro Rosso) melengkapi peringkat lima besar. (m33/auto)
nya sebagai suksesor Casey Stoner. Marquez pun menempati posisi ketiga setelah mencatat 2:1.357. Bahkan, Marquez mengalahkan catatan waktu senior sekaligus legenda hidup MotoGP yang kini memperkuat Yamaha,Valentino Rossi. The Doctor harus puas menempati peringkat empat. Selain Marquez, Stefan Bradl juga tampil gemilang setelah pebalap LCR Honda itu menempati urutan kelima. Tim Ducati belum memperlihatkan performa yang menjanjikan karena Nicky Hayden dan Andrea Dovizioso terlempar di urutan 10 dan 13. Keduanya kalah bersaing dengan pebalap tim satelit, di antaranya
AP
Bradl, Cal Crutchlow (Yamaha Tech 3), Alvaro Bautista (Honda Gresini), Katsayuki Nakasuga
(Yamaha), dan Kosuke Akiyoshi (Honda). (m33/mgp)
LeBron Mantapkan Juara Bertahan MIAMI, AS (Waspada): Miami Heat kembali meraih kemenangan dalam lanjutan kompetisi NBA di American Airlines Arena, Selasa (5/2). Meladeni Charlotte Bobcats di kandangnya, Heat menang 99-94. Kemenangan Heat kembali ditentukan oleh kegemilangan LeBron James yang tampil brilian. Melawan Bobcats, LeBron mencetak total 31 poin, delapan rebound, dan delapan assist. Tandem LeBron, DwyaneWade, menambah 20 angka 12 rebound bagi Heat. Terlepas dari gemilangnya performa LeBron, Heat memang sudah tampil apik begitu pertandingan dimulai. Di kuarter kedua, Heat unggul 47-43 sebelum Bobcats sempat bang-
kit pada kuarter ketiga. Namun Heat memastikan kemenangan pada kuarter terakhir dengan mencetak 33 poin dan mengakhiri laga untuk memantapkan posisi puncak klasemen Wilayah Timur dengan rekor 31-14. Bobcats berada di dasar klasemen dengan catatan 11-36. Di laga lainnya, Chicago Bulls harus takluk oleh Indiana Pacers 101-111. Dalam laga ini, David West pun menjadi pencetak poin terbanyak Pacers dengan 29 poin, sementara Bulls dimotori Marco Belinelli 24 poin. Kemenangan ini juga menempatkan Pacers berada di posisi ketigaWilayah Timur dan Bulls di bawahnya. Di Madison Square Garden,
Hasil Selasa (5/2) Indiana Pacers vs Chicago Bulls Philadelphia 76ers vs Orlando Magic Washington Wizards vs LA Clippers Miami Heat vs Charlotte Bobcats New York Knicks vs Detroit Pistons Oklahoma City Thunder vs Dallas Mavericks Portland T’blazers vs Minnesota T’wolves Utah Jazz vs Sacramento Kings Tyson Chandler menjadi bintang kemenangan New York Knicks atas Detroit Pistons. Dalam kemenangan 99-85 itu, center berusia 30 tahun tersebut mengoleksi 20 rebound. Hebatnya, Chandler melakukannya di dua game sebelumnya secara beruntun. Pencapaian itu membuat
111-101 78-61 98-90 99-94 99-85 112-91 100-98 98-91
Chandler menjadi pemain Knicks pertama yang menghasilkan 20 rebound tiga kali beruntun sejak Willis Reed melakukannya pada Desember 1969. Selain Chandler, bintang Knicks lain yang tampil gemilang adalah Carmelo Anthony yang mendulang 27 angka. (m33/ap)
Sumatera Utara
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Kota
Zhuhur ‘Ashar
Medan B. Aceh Binjai Bireuen B. Pidie G. Sitoli K. Jahe Kisaran Kutacane Langsa
12:41 12:54 12:42 12:49 12:48 12:45 12:42 12:37 12:44 12:44
16:03 16:16 16:04 16:11 16:10 16:07 16:03 15:59 16:06 16:05
Magrib 18:41 18:52 18:42 18:47 18:47 18:48 18:42 18:38 18:44 18:42
‘Isya
Imsak
Shubuh Syuruq
Kota
19:52 20:03 19:52 19:58 19:58 19:59 19:53 19:49 19:55 19:53
05:12 05:27 04:13 05:22 05:20 05:13 05:12 05:08 05:15 05:16
05:22 05:37 05:23 05:32 05:30 05:23 05:22 05:18 05:25 05:26
L.Seumawe L. Pakam Sei Rampah Meulaboh P.Sidimpuan P. Siantar Balige R. Prapat Sabang Pandan
06:39 06:54 06:40 06:49 06:47 06:40 06:39 06:35 06:42 06:43
Zhuhur ‘Ashar 12:47 12:40 12:39 12:51 12:38 12:39 12:39 12:36 12:54 12:40
16:09 16:02 16:01 16:13 16:00 16:01 16:01 15:58 16:16 16:02
Magrib
‘Isya
Imsak Shubuh Syuruq
Kota
18:45 18:40 18:39 18:50 18:41 18:40 18:41 18:38 18:51 18:43
19:56 19:51 19:50 20:01 19:52 19:51 19:52 19:49 20:02 19:53
05:20 05:11 05:10 05:23 05:07 05:10 05:09 05:05 05:28 05:09
Sibolga Sidikalang Sigli Singkil Stabat Takengon T.Balai Tapaktuan Tarutung T.Tinggi
05:30 05:21 05:20 05:33 05:17 05:20 05:19 05:15 05:38 05:19
06:47 06:38 06:37 06:50 06:34 06:37 06:36 06:32 06:55 06:36
Zhuhur ‘Ashar 12:40 12:42 12:52 12:44 12:41 12:48 12:36 12:47 12:40 12:39
16:02 16:04 16:13 16:06 16:03 16:10 15:58 16:09 16:02 16:01
B1
Magrib
‘Isya
Imsak
Shubuh Syuruq
Kota
18:42 18:43 18:50 18:46 18:41 18:47 18:37 18:47 18:42 18:39
19:53 19:54 20:00 19:57 19:52 19:58 19:48 19:58 19:52 19:50
05:09 05:12 05:25 05:14 05:13 05:20 05:07 05:17 05:09 05:10
05:19 05:22 05:35 05:24 05:23 05:30 05:17 05:27 05:19 05:20
Panyabungan Teluk Dalam Salak Limapuluh Parapat Gunung Tua Sibuhuan Lhoksukon D.Sanggul Kotapinang Aek Kanopan
Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut
06:36 06:39 06:52 06:41 06:40 06:47 06:34 06:44 06:36 06:37
Zhuhur 12:37 12:44 12:42 12:38 12:40 12:37 12:37 12:46 12:40 12:35 12:37
‘Ashar Magrib 15:59 16:06 16:04 16:00 16:02 15:59 15:58 16:08 16:02 15:57 15:59
18:40 18:48 18:43 18:38 18:41 18:39 18:40 18:45 18:42 18:37 18:38
‘Isya
Imsak
Shubuh Syuruq
19:51 19:59 19:54 19:49 19:52 19:50 19:50 19:56 19:53 19:48 19:49
05:05 05:12 05:12 05:08 05:10 05:06 05:05 05:19 05:10 05:04 05:07
05:15 05:22 05:22 05:18 05:20 05:16 05:15 05:29 05:20 05:14 05:17
06:32 06:39 06:39 06:35 06:37 06:33 06:32 06:46 06:37 06:31 06:34
Banjir Kiriman Sei Bahilang Rendam 1.005 KK Di T. Tinggi TEBINGTINGGI (Waspada): Banjir kiriman dari hulu Sei Bahilang, merendam lima kelurahan di kota Tebingtinggi. 1.005 KK (Kepala Keluarga) dengan 4.987 jiwa warga yang umumnya tinggal di bantaran sungai, terjebak air keruh kekuningan selama 10 jam. Meski demikian, air itu perlahan surut. Dari sejumlah keterangan, Senin (4/2) sore, kota Tebingtinggi dan daerah sekitarnya disiram hujan lebat. Debit sungai Bahilang meningkat dari pukul 17:30. Banjir dengan cepat menggenangi sebagian pemukiman di wilayah Kel. Persiakan, Tualang dan Bandar Sono, Kec. Padang Hulu. Kemu-
dian Kel. Mandailing dan Pasar Baru di Kec. T. Tinggi Kota. Sepanjang malam, warga lima kelurahan berjaga-jaga, mengantisipasi kemungkinan debit air meningkat. Bahkan di Kel. Mandailing, khususnya Lk 03, 04, 05 dan 06, warga begadang semalam suntuk menjaga harta benda dan rumah
Waspada/Ist
BANTUAN WASPADA: Harian Waspada Medan menyerahkan bantuan duka diterima istri Zulfan Nasution (Alm), Koresponden Waspada di Sibolga. Bantuan diserahkan perwakilan harian Waspada, H. Riswan Rika, Selasa (5/2), di rumah duka Jl. Gatot Subroto, Gg. Ikhlas (Gg. Halmat) Kelurahan Bandar Senembah, Kec. Binjai Barat. Hadir sejumlah wartawan termasuk dari Sibolga.
IRT Asal Sergai Tewas Diinjak Lembu PANTAICERMIN (Waspada): Rumiah, 47, ibu rumah tangga warga Dusun VI, Desa Kuala Lama, Kec. Pantai Cermin, Kab. Serdaang Bedagai, tewas diinjak lembu miliknya yang sedang berkelahi dengan lembu lainnya, Senin (4/2) siang. Informasi dihimpun, sebelum kejadian korban melihat lembu miliknya berkelahi. Ibu enam anak itu berusaha melerai. Bukannya berhenti berkelahi, malah lembu yang tengah marah itu menanduk pinggul korban hingga tersungkur. Saat itulah tubuh korban diinjakinjak hewan ternaknya sendiri. Suami korban, Umar, 47, saat kejadian sedang melaut, Yang di rumah adalah tiga anaknya. Putra bungsunya, Pian, 6, yang melihat peristiwa naas dialami ibunya, kemudian memberitahu kakaknya yang tengah mencuci pakaian. Korban pun dipapah anaknya ke dalam rumah, namun tak berapa lama Rumiah meninggal dunia. “Lembu kami empat ekor, satu jantan masih kecil. Lembu ini memang sering berkelahi,” imbuh Umar. Kapolres Sergai, AKBP Arif Budiman, S.Ik, MH melalui Kasubbag Humas AKP ZN Siregar membenarkan peristiwa itu.(c03)
Pramuka Harus Mandiri BINJAI (Waspada): Anggota Pramuka harus mandiri dan menjadi wadah bagi generasi muda membentuk karakter. Hal itu dikemukakan Wakil Wali kota Binjai Timbas Tarigan, SE selaku Ketua Kwartir Cabang Binjai ketika membuka rapat kerja Kwartir Cabang Gerakan Pramuka Kota Binjai Jumat- Sabtu (1-2/2) di Hotel Sinabung, Berastagi. Rapat kerja dihadiri pengurus Kwarcab Binjai, Kwaran 5 kecamatan, Gugus Depan (Gudep), untuk menyusun progam kerja Pramuka 2013. Timbas Tarigan berharap, penyusunan program kerja tidak yang muluk-muluk, terpenting orietansi Pramuka sebagai wadah generasi muda dan wadah ini diharap mampu memberikan pendidikan karakter bangsa. Sekretaris Kwarcab Binjai, Drs. T. Syarifuddin, M.Pd menjelaskan, Senin (4/2), raker Pramuka bertujuan memajukan eksitensi Pramuka, motivasi dengan hati yang tulus dari segenap pengurus Pramuka.(a04)
Maulid Di Kampung Nelayan STABAT (Waspada): Jajaran Polres Langkat menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad di perkampungan nelayan Desa Perlis Kec. Brandan Barat, Sabtu (2/2). Ustad Irfan Yusuf dalam tausiyahnya mengajak masyarakat untuk meniru sifat Rasulullah dan meminta warga nelayan tidak mudah mendapat hasutan dari orang yang mengajak keburukan. ‘’Rasulullah tidak pernah melakukan pengrusakan barang orang dan tidak pernah merampas milik atau hak orang lain,’’ kata ustad. Acara dirangkai dengan bakti sosial membersihkan lingkungan sekitar lokasi kegiatan yang melibatkan 150 aparat kepolisian serta pemberian 40 sak semen untuk memperluas Musolla Silaturahim desa setempat. Sebelumnya Polres Langkat juga menyantuni anak yatim di Masjid Darussalam Mapolres Langkat. Semua kegiatan ibadah digelar pasca penyerangan Mapolres Langkat oleh para nelayan beberapa waktu silam, dengan maksud untuk menentramkan situasi, mengambil hikmah dari kejadian serta berharap ke depan jauh dari cobaan.(a01/a03)
yang terendam banjir. Menjelang pagi, Selasa (5/ 2), debit air mulai surut. Sekira pukul 12:00, sebagian besar rumah telah terbebas dari genangan air. Tapi sejumlah pemukiman, khususnya yang
berada persis di bantaran sungai Kel. Mandailing dan Pasar Baru masih digenangi air. Kasi Rehabilitasi dan Rekonstruksi Badan Pananggulangan Bencana Daerah Rabbani, SH mengatakan ban-
Gas 3 Kg Langka Di T. Tinggi TEBINGTINGGI (Waspada): Gas ukuran 3 kg sepekan ini langka di Kota Tebingtinggi. Akbar, 35, penjual gas elpiji warga Jalan KL Yos Sudarso Tebingtinggi, saat ditemui mengatakan sudah seminggu pasakon tabung dan gas ukuran 3 kg dikurangi pihak penyalur di Tebingtinggi. Biasanya setiap dua hari pasokan masuk mencapai 30 tabung, tapi seminggu ini hanya 15 tabung gas ukuran 3 kg.“Warga yang akan membeli kecewa, karena hanya dalam tempo satu jam gas ukuran 3 kg yang baru masuk itu sudah habis terjual,” kata Akbar, Senin (4/2). Selain langkanya gas, harga-
nya juga naik Rp500 - Rp1.000 per tabung. Hal ini dipicu oleh banyaknya kios penjual yang berebut untuk mendapatkan gas elpiji 3 kg dari agen penyalur tetap. “Biasanya kami jual Rp15.000, kini naik menjadi Rp16.000, begitu pun warga berebut untuk mendapatkannya,” ungkap Akbar. Agen tetap penyalur gas elpiji ukuran 3 kg untuk wilayah KotaTebingtinggi, UD Alam Jaya Lestari di Jalan Sudirman mengatakan, pihaknya memang dibatasi pembeliannya oleh Pertamina, tanpa diketahui sebabnya. Sekarang tinggal 2.800 tabung gas ukuran 3 kg, sementara jumlah konsumen me-
ningkat. “Kebutuhan konsumen untuk pemakai gas elpiji ukuran 3 kg di Kota Tebingtinggi sekarang mencapai 5.040 yang harus dipenuhi, sementara Pertamina UPMS II Belawan hanya memberi 2.800 tabung per hari (8,4 ton per hari-red),” jelas Minchu, pengusaha UD Alam Jaya Lestari. Plt. Kadis Koperindag, M.Yunus Matondang ketika dkonfirmasi melalui Sekretaris Boy Hutapea, mengatakan pihaknya akan selalu memantau perkembangan kelangkaan gas elpiji ini. “Kita minta agen jangan berspekulasi atau menimbunnya,” imbaunya.(a11)
DPRD Binjai Nilai Proyek Lapangan Polres Cacat Hukum BINJAI (Waspada): Anggota DPRD Binjai, Surya Wahyu Danil menilai pembangunan lapangan Polres Binjai oleh Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP), cacat hukum. “Soalnya anggaran APBD Pemko Binjai senilai Rp900 juta itu dibangun di atas lahan Polres Binjai yang notabene lembaga vertikal,” katanya kepada wartawan Senin (4/1). “Dasar pembangunannya apa? Kalau dibilang hibah, mana surat hibahnya? Lagian pemberian hibah itu dilakukan apabila Pemko Binjai sudah kelebihan anggaran, baru bisa mengibahkan ke Polres Binjai,” kata Surya Wahyu Danil, Surya menjelaskan, secara de facto hibah Pemko Binjai atas pembangunan lapangan Polres Binjai sah-sah saja, namun secara de jure dan perdata tidak berlaku apalagi Pemko sendiri
masih bergantung pada bantuan provinsi dan pusat. “Maka, pembangunan lapangan Polres Binjai oleh Pemko jelas cacat hukum, karena tidak sesuai ketentuan berlaku,” tegas Surya. Lagi pula, tambah Surya, Polres Binjai memiliki anggaran tersendiri berupa Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) untuk berbagai keperluan instansi itu. “Kalau memang mereka (Polres, red) mau membangun lapanganPolres,kanbisadiajukan ke pusat, jadi buat apa Pemko yang membangun,” kritis Surya. Ditambahkan Surya, sesuai Undang Undang No. 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah, dalam Pasal 155 ayat (2) ditegaskan, lembaga vertikal yang berada di daerah itu didanai dari Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN), sehingga bantuan untuk lembaga vertikal seperti TNI/Polri tidak
masuk dalam APBD. Selain itu, anggota Komisi A (bidang hukum) ini juga berencana memanggil pihak DKP Binjai prihal pemberian hibah ke Polres. “Ya, kita akan minta klarifikasi terhadap pemberian hibah ke Polres Binjai, dengan memanggil pejabat terkait,” tegas Surya. Hal serupa dikatakan anggota DPRD Binjai, Zulkarnain Lubis. Dikatakan Zulkarnain, pembangunan lapangan Polres Binjai memang dibahas dalam rapat anggaran. Namun dalam pembahasan itu tidak pernah menyinggung soal hibah kepada Polres. “Memang ada pembahasan anggaran, tapi sebatas untuk proyek pembangunan, tidak ada menyebutkan soal hibah. Jadi kalau dibilang hibah, saya tidak tahu soal itu, karena tidak pernah dibahas,” katanya. (a05)
Kas Pemko T. Tinggi Kosong Wako Studi Banding Ke Malang TEBINGTINGGI (Waspada): Kas Pemko Tebingtinggi dikabarkan kosong, mengakibatkan pembayaran honor anggota DPRD serta ratusan tenaga honorer daerah terhambat. Namun Wali Kota Ir. H. Umar Zunaidi Hasibuan, MM bersama lima camat dan 35 lurah serta sejumlah pimpinan SKPD studi banding ke Malang, Jawa Timur. Darisejumlahketerangan,kosongnya kas PemkoTebingtinggi erat kaitannya dengan belum keluarnya eksaminasi APBD TA 2013 dari Pemprovsu, sehingga dana tidak bisa digunakan. Beberapa anggota DPRD
terlihat lesu di salah satu ruang komisi, karena belum menerima honor Januari 2013. Namun saat diminta komentar soal itu, tak ada yang bersedia. Ratusan honorer juga terkena imbas, tak bisa menerima honor yang naik dari sebelumnya, yakni Rp800 ribu. Umumnya, maklum karena pembayaran mereka tergantung dari keuangan Pemko Tebingtinggi. Untuk TA 2013, anggaran APBD Pemko Tebingtinggi mencapai Rp466 miliar lebih. Saat bersamaan, 35 lurah, lima camat, sejumlah pejabat SKPD berangkat studi banding dengan sumber dana yang
belum diketahui asalnya. Kadis Kependudukan dan Catatan Sipil M. Dimiyathi, S.Sos, MTP mengatakan keberangkatan mereka terkait PBB yang sudah diserahkan penanganannya kepada lurah dan camat. “Mereka berangkat untuk belajar soal PBB, itu dilaksanakan Dispenda,” ujar dia. Kabag Humas PP Ahdi Sucipto, SH saat dikonfirmasi membenarkan kosongnya kas Pemko Tebingtinggi. Alasannya, eksaminasi dari Pemprovsu belum turun sehinggadanatakbisadigunakan. “Ya, kas memang kosong jadi belum bisa melakukan kegiatan,” tegas dia.(a09)
Wali Kota Binjai Resmikan Enam Kantor SKPD BINJAI ( Waspada): Wali Kota Binjai HM Idaham, SH, M.Si, Senin (4/2) meresmikan enam kantor Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dan satu mushalla. Peresmian dilakukan dalam apel gabungan PNS di Kantor Dinas Kesehatan yang baru. Idaham menegaskan, pem-
bangunan kantor merupakan peningkatan prasarana harus dibarengi peningkatan kualitas dan profesionalisme kerja. Kantor yang baru terdiri Kantor Dinas Kesehatan dan Mushalla Ash Shihah, Kantor Dinas Kebersihan dan Pertamanan, Gedung C RSUD dr. Djoelham Binjai, gedung Badan Kepega-
Ketua DPRD Harapkan Penertiban Lalulintas BINJAI (Waspada): Ketua DPRD Kota Binjai Zainuddin Purba, SH minta kesemrautan jalan protokol kota Binjai ditertibkan. Zainuddin Purba menyebutkan, kemarin, DPRD Binjai sudah menyurati Pemko Binjai agar kenderaan di Jalan Sudirman bisa ditertibkan. Menurut Zainuddin, sejak 2005 sudah ada rambu lalulintas pertanda larangan truk dilarang masuk inti kota. Tapi rambu itu hilang dan harusnya dipasang kembali. Ketua DPRD Zainuddin Purba, SH sangat berharap Pemko Binjai mau pun Polres Binjai bersama menertibkan kesemrautan kenderaan di inti kota. Baik sisi parkir dan pengaturan kenderaan sehingga memberi kenyamanan bagi masyarakat. “Sebab hal ini sangat dikeluhkan,” tegas Ketua DPRD Kota Binjai.(a04)
jir kiriman itu merendam 1.005 KK dengan 4.987 jiwa di lima kelurahan. “Kita belum memberi bantuan karena banjir sudah surut. Tapi tetap memantau perkembangannya,” jelasnya.(a09/a11)
Waspada/Riswan Rika
WALI KOTA Binjai HM Idaham, SH, M.Si menyerahkan kartu Jamkesmas kepada Camat Binjai Timur dan Ka. Puskemas Tanah Tinggi.
waian Daerah (BKD), Rumah Potong Hewan (RPH) Dinas Pertanian & Perikanan, Kantor Camat Binjai Kota dan Kantor Lurah Limau Sundai. Layanan birokrasi pemerintahan, tentu menjadi tantangan agar membuktikan kualitas kinerja dan pelayanan birokrasi Pemko Binjai yang lebih baik kepada publik. Selain meresmikan kantor pemerintahan,Wali Kota menyerahkan kartu Jamkesmas kepada 56.865 warga kota Binjai yang secara simbolis diterima Ka. PuskesmasTanah Tinggi dan Camat Binjai Timur Nasrulah Effendi. Wali Kota HM Idaham mengemukakan dan minta seluruh aparat Pemko Binjai, tahun ke tiga RPJMD harus berbenah dengan cepat untuk menyelesaikan persoalan dan program yang belum tercapai, guna mewujudkan visi pembangunan Pemko Binjai 2011-2015. HM Idaham mengajak seluruh PNS, meningkatkan kesadaran, tanggungjawab yang diiringi perbaikan kualitas disiplin dan kinerja aparatus pemerintahan.(a04)
Waspada/Edi Saputra
WAKIL Ketua DPRD Sergai, Drs. Sayutinur, M.Pd bersama Kepala Desa Sei Rejo, Ramlan, Ketua P3A Sei Rejo, Jumadi dan warga meninjau saluran irgasi tersier yang rusak.
Warga Sei Rejo Berharap Peningkatan Saluran Irigasi SEIRAMPAH (Waspada): Warga Desa Sei Rejo, Kec. Sei Rampah, Kab. Serdang Bedagai mengharapkan peningkatan saluran irigasi tersier ke sekunder sepanjang 2.500 meter untuk memaksimalkan pengairan areal persawahan seluas 420 hektar di desa tersebut. Pengharapan itu disampaikan Kepala Desa Sei rejo, Ramlan, Ketua Perhimpunan Petani Pengguna Air (P3A) Sei Rejo, Jumadi serta puluhan tokoh masyarakat mewakili warga Desa Sei Rejo kepadaWakil Ketua DPRD Sergai, Drs. H. Sayutinur, M.Pd, Sabtu (2/2) di lokasi irigasi Dusun III desa setempat. Menurut warga selama ini saluran irigasi tersier di Desa Sei Rejo 2.500 meter, yang rusak 8.00 meter sehingga hanya mampu maksimal mengairi sekitar 100 hektar sawah di Dusun III dan IV. “Sisanya sekitar 320 hektar sawah
di Dusun I dan II terpaksa mengandalkan sumber air dengan sistem pompanisasi bersumber dari sungai Rampah,” terang Jumadi. Jikasaluransekunderterwujud,tambahJumadi, maka seluruh areal persawahan seluas 420 hektar diDesaSeiRejoakanlebihmaksimalterairisehingga hasil panen padi akan lebih meningkat, karena biaya pengairan petani dapat ditekan. Warga juga mengatakan selama ini areal yang mengandalkan sumber air pompanisasi setiap musim panen petani dikenakan biaya 18 kg padi setiap satu rante, sementara untuk biaya irigasi hanya dikenakan 3 kilogram per rantenya, sehingga selisih 15 kg. Sementara ituWakil Ketua DPRD Sergai, Drs. Sayutinur,M.PdakanberupayamaksimalmemperjuangkanaspirasiwargaDesaSeiRejo,berkoordinasi dengan Pemkab Sergai dan instansi terkait.(c03)
Pengadaan Di UPT Dipertanyakan Ka UPT: Sesuai Ketentuan TEBINGTINGGI (Waspada): Pengadaan barang dan jasa Unit Pelayanan Terpadu (UPT) Tebingtinggi Dinas Bina Marga Provinsi Sumatera (Pemprovsu), dipertanyakan, sebab dianggap tak sesuai ketentuan. “Seperti pengadaan alat pendingin (AC), komputer/PC 1, pengadaan almari, rehab dan pemeliharaan rumah dinas, pengecatan rumah dinas, rehab/perbaikan gedung kantor dan perbaikan gudang,” kata Ketua Lembaga Pemerhati Pengkajian Pembangunan dan Sosial Sumut (LP3S-Sumut), Drs. H. Jaya Simanjuntak, Minggu (3/1). Tapi Ka. UPT Dinas Bina Marga Provsu di kota Tebingtinggi Ir. Sobirin Siregar, melalui staf Fadhli Zaini Lubis, Selasa (5/2), mem-
bantah mark up. Dijelaskan, barang dan jasa telah dikerjakan rekanan. Untuk pengadaan 2 unit AC, 8 unit lemari dan 1 unit computer, semua harga sesuai ketentuan ditambah pajak. Untuk rehab bangunan dan gudang serta pengecatan kantor juga sudah dikerjakan. “Silahkan diperhatikan, apakah dengan kualitas seperti ini ada mark up,” ujar Fadhli didampingi salah seorang rekan lainnya, saat mengecek bangunan yang direhab. Dari data yang ada, total anggaran pengadaan barang dan jasa di UPT Dinas Bina Marga Pemprovsu di kota Tebingtinggi mencapai Rp461 juta. Dana itu berdasarkan anggaran APBD TA 2011 dan 2012.(m39/a09)
Polres Langkat Minta Keterangan Para Dokter STABAT (Waspada): Aparat Polres Langkat minta keterangan para dokter dan perawat di RSU Tanjungpura terkait beberapa hal. Informasi dihimpun, kedatangan petugas ke rumah sakit, Sabtu (2/2), untuk menindaklanjuti masalah tersendatnya penyaluran honor Jamkesmas para dokter dan belum digajinya belasan perawat. Kasat Reskrim Polres Langkat AKP Rosyid Hartanto ketika dimintai tanggapannya, Senin (4/2), membenarkan pihaknya berkunjung ke rumah sakit untuk minta keterangan. “Baru sebatas klarifikasi kepada para dokter dan perawat, sebab laporan resmi atau pun aduan belum ada,” kata Rosyid. Informasi lain dihimpun, selain meminta keterangan para
dokter, petugas juga memeriksa beberapa ruangan. Belum diketahui persis sasaran pemeriksaan, namun kabar berkembang menyebutkan terkait pengadaan dua alat kesehatan tahun 2012. Untuk pembelian alat kesehatan Instalasi Gawat Darurat Rp1,4 miliar lebih dengan dana pendamping Rp143 juta dari APBD Langkat. Pengadaan alat kesehatan pelayanan obsetetri neonatal emergency komperhensif Rp1 miliar lebih dengan dana pendamping Rp109 juta. Sementara pantauan di rumah sakit, ke dua alat tersebut belum ada di ruang IGD. Sementara Direktur RSU Tanjungpura, Sadikun Winato, hingga Senin sore belum dapat dikonfirmasi.(a03)
Muzakarah MUI Binjai Simpulkan Tiga Saran BINJAI (Waspada): Muzakarah Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Binjai, Minggu (3/1) di kantor MUI, Jalan Olahraga Binjai menyimpulkan tiga saran kriteria kepemimpinan Islam. Narasumber DR. H. Akhyar Zen, MA dan DR. HM Jamil, MA mengemukakan berbagai kriteria kepemimpinan Rasulullah Muhammad SAW yang menjadi contoh dan teladan yang sangat sulit diimbangi manusia. Di hadapan ulama dan pimpinan organisasi Islam yang mengikuti muzakarah, baik Akhyar Zen yang juga kolumnis Waspada dan DR. HM Jamil, MA, Ketua MUI Kota Binjai sepakat dan merupakan salah satu kriteria adalah diperlukan penyempurnaan dan pemahaman tentang ajaran Rasullullah SAW, agar bisa diketahui secara utuh, tidak sebagiansebagian. Seperti ada yang menyebutkan Muhammad miskin, padahal ketika ia menikah, maharnya saja 1,5 kg emas, ditambah 20 ekor unta. “Banyak lagi yang perlu dipelajari secara
mendalam,” harap DR. HM Jamil, MA. Ke dua faktor kepemimpinan, Nabi besar Muhammad SAW mempunyai manajemen dan leadership yang sangat teruji, kita harus memandang Muhammad dengan beberapa kriteria, sebagai mansia biasa, sebagai rasul dan kekhususan.Yang tidak bisa disamakan dengan manusia biasa adalah faktor syariah dan kekhususan. Tipe kepemimpinan dalam Islam juga sudah difatwakan dan merupakan kewajiban memilih pemimpin yang seiman dan seaqidah. Ke tiga adalah ajaran Nabi Muhammad SAW yang diharapkan ustad dan ulama aktif memberi pencerahan kepada umat tentang ajaran dan pola kepemimpinan Muhammad SAW. Menyinggung kepemimpinan di Sumatera Utara yang akan dipilih 7 Maret 2013. Ketua MUI, DR. HM Jamil, MA didampingi Wakil Ketua Prof. DR. Imam jauhari dan Sekum Jafar Sidiq, S.Ag menegaskan MUI tidak ada memberikan fatwa memilih siapa, namun MUI Kota Binjai mengimbau umat Islam agar tidak golput dan mempergunakan hak pilihnya pada 7 Maret 2013.(a04)
Sumatera Utara
B2 WASPADA
Pemimpin Umum Dr. Hj. Rayati Syafrin Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab H. Prabudi Said Wakil Pemimpin Umum/Wapemred H. Teruna Jasa Said Wakil Penanggung Jawab H. Sofyan Harahap Redaktur Senior H. Azwir Thahir Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Wakil Pemimpin Perusahaan: H. Bahtiar Tanjung. Iklan: Hj. Hilda Mulina (Kabag), Rumondang Siagian (Medan), Lulu Lusia Damayanti (Jakarta). Redaktur Pelaksana Berita: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Pelaksana Opini & Artikel: Dedi Sahputra. Redaktur Minggu & Akhir Pekan: Muhammad Thariq. Redaktur Berita: H. Halim Hasan, Hendra DS. Redaktur Medan: David Swayana. Redaktur Sumatera Utara: H.T. Dony Paridi. Redaktur Aceh: M. Zeini Zen. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara: H. Halim Hasan. Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Ekonomi: Zulkifli Harahap. Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat. Litbang: H. Akmal AZ (Kabag). Humas: H. Erwan Effendi (Kabag), Aidi Yursal. Promosi: Edward Thahir (Koordinator). Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamser (Sumatera Utara), Sinur Manik (Aceh). Asisten Redaktur: Irwandi Harahap (Medan); Irham Hagabean Nasution (Sumatera Utara); Armansyah Thahir (Sumatera Utara, Otomotif); Diurna Wantana (Aceh); Austin Antariksa (Olahraga, KMS Kreasi); Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata); Rudi Faliskan (Berita); Erwin Siregar (Opini); Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi); T. Junaidi (Hiburan); Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zen (KMS Remaja, Mode); Anum Purba (Keluarga); David Swayana (Infotainmen); Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan); Dedi Riono (Budaya); Denny Adil (Pelangi). Wartawan Kota Medan: Umum: H. Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Hj. Ayu Kesumaningtyas, Feirizal Purba, Gito AP, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Rustam Effendi, Mursal Alfa Iswara, Andi Aria Tirtayasa, Avli Yarman. Olahraga: Austin E. Antariksa, H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Dedi Riono. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya Effendi, Hamdani. Otomotif: Armansyah Thahir. Koran Masuk Sekolah/KMS: Arianda Tanjung, Dio Utama. Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator Liputan), Hermanto, H. Ramadhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian Warastuti, Aji K, Yuslan Kisra. Wartawan Sumatera Utara: Binjai: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung. Deli Serdang: H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu, Rizaldi Anwar, M. Suhandi Nasution. Serdang Bedagai: Eddi Gultom, Edi Sahputra. Stabat: H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim. Pangkalan Brandan: Chairil Rusli, Asri Rais. Kabanjahe/ Berastagi: Dickson Pelawi, Basita Bukit, Dedek Mohan Basri Hasibuan, Micky Maliki. Tebingtinggi: Muhammad Idris, Abdul Khalik. Pematangsiantar: Mulia Siregar, Edoard Sinaga. Simalungun: Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait. Aek Kanopan: Indra Muheri Simatupang, Syahril Ilham. Rantau Prapat: Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan. Kota Pinang: Hasanuddin Harahap, Deni Syafrizal Daulay. Pangururan: Edison Samosir. Balige: Jimmy Sitinjak. Sidikalang: Natar Manalu. Tarutung: Parlindungan Hutasoit. Sibolga/Tapanuli Tengah: Alam Satriwal Tanjung. Padangsidimpuan: H. Syarifuddin Nasution, Sukri Falah Harahap, Ahmad Cerem Meha. Gunung Tua: Sori Parlah Harahap. Sibuhuan: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Panyabungan: Munir Lubis, Sarmin Harahap, Alpin Lubis. Gunung Sitoli: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Kisaran: Nurkarim Nehe (Koordinator Liputan Asahan, Batubara & Tanjungbalai), Bustami Chie Pit, Sapriadi. Batubara: Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan. Tanjung Balai: Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang. Wartawan Aceh: Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Jaka Rasyid, Gito Rollies, H. Rusli Ismail, Arman Konadi. Aceh Besar: Iskandarsyah. Lhokseumawe: Bustami Saleh (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), M. Jakfar Ahmad, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun, Arafat Nur. Kuala Simpang: Muhammad Hanafiah. Langsa: H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, H. Samsuar, Dedek Juliadi. Lhoksukon: Musyawir, Mustafa Kamal. Idi: Muhammad H. Ishak. Bireuen: HAR Djuli, Amiruddin, Abdul Mukti Hasan. Takengen: Bahtiar Gayo, Irwandi. Sigli: Muhammad Riza. Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Tapaktuan: Zamzamy Surya. Blangpidie: Sudarmansyah Putra. Kutacane: Mahadi Pinem, Ali Amran. Blangkejeren: Jasvira Sautisa. Bener Meriah: Khairul Akhyar, Irham Hakim. Singkil: Tarmizi Ripan, Mansurdin. Sinabang: Muhammad Rapyan.
� Semua wartawan WASPADA dilengkapi dengan kartu pers. Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada yang mengaku wartawan WASPADA tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi �
Hubungi kami
Luapan Sungai Silau Rendam 300 Rumah BUNTUPANE, Asahan (Waspada): Sungai Silau meluap, akibatnya sebanyak 300 rumah di empat desa dan 20 dusun terendam banjir musiman, meski kini air telah mengalami penurunan. Informasi dihimpun Waspada di lapangan, Selasa (5/2), Desa Prapatjanji, Buntupane, Mekarsari, dan Seisilau Timur yang meliputi 20 dusun terendam banjir, dengan kedalaman air mencapai 1 meter. Hal itu disebabkan curah hujan tinggi dan volume sungai tidak mampu menampung sehingga meluap di pemukiman warga. Camat Buntupane Muhili, dikonfirmasi Waspada, melalui Sekcam Marasakti Siregar didampingi Kades Desa Prapatjanji, Indra Mahyudi Sitorus mengatakan, banjir kali ini adalah banjir terbesar selama awal 2013 dan 2012. Ketinggian air paling dalam mencapai 1 meter, meski hingga saat ini belum ada penduduk yang mengungsi, dan masih bertahan
di rumah mereka. “Banjir dimulai sejak Senin (4/2) pagi, dan kita juga mendirikan satu posko di Desa Parapatjanji dan diharapkan semua masyarakat tetap siaga terhadap banjir musiman ini,” jelas Marasakti. Disinggung dengan penurunan air, Marasakti menjelaskan, sore ini telah mengalami penurunan, dan banjir telah mulai berkurang, namun ancaman banjir tetap mengancam bila hujan di hulu terus bertambah. “Biasanya banjir hanya bertahan paling lama enam jam, dan setelah itu keadaan kembali normal, namun kali ini cukup lama,” jelas Muhili. Marasakti juga mengucapkan terima kasih kepada pihak Polres Asahan dan XTrim Mons-
RANTAUPRAPAT (Waspada): Kejaksaan Negeri (Kajari) Rantauprapat menghentikan pengusutan 5 dari 6 pengaduan masyarakat yang masih dalam tahap penyelidikan. Kasus yang dihentikan termasuk laporan warga terkait dugaan korupsi proyek penanaman hutan mangrove di Kab. Labuhanbatu Utara (Labura) dan pengaduan petani Pulodogom Kec. Kualuh Hulu Labura tentang dugaan korupsi proyek pencetakan sawah seluas 50 hektar senilai Rp375 juta dengan sumber dana bantuan sosial (Bansos) dari Kementerian Pertanian TA 2010. Hal ini membuat warga tani Pulodogom selaku pelapor, ke-
cewa berat. Apalagi sejak masalah tersebut dilaporkan, para petani menaruh banyak harapan kepada Kajari agar diselesaikan secara hukum karena terindikasi/berpotensi merugikan keuangan Negara. “Para petani pelapor kecewa berat dan terkejut atas sikap Kajari Rantauprapat yang menghentikan penyelidikan terhadap laporan masyarakat petani terkait dugaan KKN proyek cetak sawah Pulodogom, Kec. Kualuh Hulu Kab. Labura, walau sifatnya sementara. Kinerja Kajari Rantauprapat Bambang Sudrajat bertolak belakang dengan Kajatisu DR Noor Rachmat yang gembira dengan banyaknya masyarakat membuat laporan
AEKKANOPAN (Waspada): PT Bank Sumut wilayah III meliputi Pematangsiantar, Raya, Kisaran, Tanjungbalai dan cabang Rantauprapat melaksanakan penarikan undian tabungan Martabe periode II tahun 2012 di aula Hotel Anugerah Aekkanopan, Senin (4/2). Hadir pada acara itu, Wakil
Bupati Labura H. Minan Pasaribu, SH, MM, Asisten III HM Amin Daulay, anggota DPRD Labura Ir. H. Yusrial Suprianto Pasaribu, para pimpinan cabang Bank Sumut wilayah III, serta ratusan Bank Sumut. Pemutaran undian tabungan Martabe periode II tahun 2012, Bank Sumut wilayah III
KANTOR PUSAT Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025, Faks Tata Usaha: (061) 4531010. E-mail Redaksi: redaksi@waspadamedan.com KANTOR PERWAKILAN DAN BIRO � Perwakilan dan Biro Jakarta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874. � Perwakilan dan Biro Banda Aceh: Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385.
Harga iklan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 13.000,-, berwarna Rp. 36.000,Halaman depan: hitam-putih Rp. 39.000,-, berwarna Rp. 108.000,Ukuran kolom: 40,5 mm. E-mail Iklan: iklan@waspadamedan.com Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan
Rekonstruksi Pembunuhan Abang Kandung KISARAN (Waspada): Polres Asahan menggelar rekonstruksi pembunuhan adik pembunuh abang kandung, Selasa (5/2), sedangkan tersangka terancam hukuman seumur hidup dengan Pasal 340 KHUP (Pembunuhan Berencana). Rekonstruksi itu dilakukan di Lapangan Tembak, Mapolres Asahan dengan 16 adegan, dan sengaja tidak di TKP demi menjaga ketertiban masyarakat sekitar, ditambah lagi permintaan pihak keluarga. Tersangka, yang masih berumur 17 tahun, didampingi Pengacara Prodeo Lilik Arianto, serta dari pihak perwakilan Kejaksaan Kisaran T Fitri Hanifah dan Bona Fernandez, melihat rekonstruksi itu sesuai dengan BAP Polisi. Dan dari adegan itu terlihat tersangka tanpa segan mengayunkan golok berulang kali ke leher korban, Syahranu Sitorus, 24, yang tidak lain adalah abang kandungnya sendiri, saat tidur pulas. Motif pembunuhan, didasari karena sakit hati, dan merasa disisihkan oleh keluarga, sehingga tersangka nekat melakukan pembunuhan itu. “Saya yang membunuh Syahranu, karena aku sakit hati dan dendam dengannya” jelas tersangka, sambil mengungkapkan penyesalannya saat ditemui Waspada. Kapolres Asahan AKBP Yustan Alpiani dikonfirmasi melalui Kasat Reskrim AKP Fahrizal, menuturkan, bahwa rekonstruksi sengaja dilakukan untuk mengetahui gerakan tersangka saat melakukan pembunuhan. Sedangkan lokasinya dilakukan di Mapolres Asahan atas permintaan keluarga. “Rekonstruksi pembunuhan ini dilakukan dengan 16 adegan,” jelas Fahrizal. Sebelumnya, Rabu (30/1) subuh, korban Syahranu Sitorus, 24, warga Jalan Ir. Sutami No 330, Kisaran, ditemukan orangtuanya terkulai tak berdaya bersimbah darah di ruangan tamu, dengan luka bacokan. Korban sempat dilarikan ke RSUD Kisaran dengan menggunakan becak, namun karena kehabisan darah, akhirnya korban tewas, sekitar pukul 03.30 di rumah sakit. (a15)
dugaan korupsi ke kejaksaan. Kalau penghentian yang terjadi, kegembiraan Kajati Sumut kandas dan redup di Kejari Rantauprapat,” sebut perwakilan petani Pulodogom, H Mhd Rulis Harahap, dalam tembusan suratnya yang dikirim kepada wartawan di Rantauprapat, Sabtu (2/2) malam. Kajari Rantauprapat, Bambang Sudrajat menyatakan, telah meberhentikan penyelidikan terhadap 5 dari 6 laporan masyarakat tentang kasus dugaan korupsi dengan alasan belum cukup bukti. Penyelidikan ditutup sementara dan jika ada bukti tambahan akan dibuka kembali. (c07)
Penarikan Undian Martabe Periode II
Komisaris Utama: Tribuana Said Direktur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM SIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988 Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002
� Biro Asahan, Batubara & Tanjungbalai: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412.
trac Asahan telah memberikan perhatian dan bantuan sembako. “Bantuan ini sangat berarti, dan dan sebagai penghibur bagi warga korban banjir karena telah diperhatikan,” jelas Marasakti. Disinggung dengan kerugian, Marasakti, belum bisa menjelaskan, karena masih dalam pengecekan ulang, karena banyak tanaman dan ternak ayam warga yang terendam banjir.“Kita masihmenghitungkerugian.Dan banyakwargatidakbekerjakarena mengevakuasi perabotan rumah tangga, agar tidak terendam air,” jelas Marasakti. Sementara petugas medis di posko banjir menuturkan hinggasaatiniadasekitar27orang telah mengambil obat iritasi dan pencernaan karena disebabkan banjir.“Parakorbanbanjir,bisanya mengambilobatpascabanjir,dan semua pasien itu telah ditangani. Dan penyakit yang diderita mereka tergolong ringan,” jelas petugas medis. (a15)
Penyelidikan Dugaan Korupsi Cetak Sawah Dihentikan
Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada
� Perwakilan dan Biro Lhokseumawe: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109.
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Waspada/Syahri Ilham Siahaan
WABUP Labura H. Minan Pasaribu disaksikan para pimpinan cabang Bank Sumut wilayah III, menekan tombol undian.
menyediakan berbagai hadiah kepada para penabung berupa, hadiah utama satu unit mobil Toyota Avanza, sepedamotor serta hadiah lainnya. Selain itu, Bank sumut juga memberikan hadiah menarik lainnya seperti lucky draw. Pimpinan cabang Rantauprapat, H. Amirin Harahap menjelaskan, tabungan Martabe telah beberapa kali dilakukan di berbagai daerah. Untuk periode II tahun 2012, dilaksanakan di Aekkanopan sebagai bagian dari wilayah kerja cabang Rantauprapat. “Kita memilih Kota Aekkanopan merupakan penilaian tersendiri. Sejak berdirinya kantor unit di Aekkanopan, sangat didukung oleh masyarakat di daerah ini, sehingga perkembangan KCP Aekkanopan dari berbagai unsur finansial terus mengalami pertumbuhan,” jelas Amirin. Undian tabungan Martabe periode II tahun 2012 untuk wilayah III, hadiah utama berupa satu unit Toyota Avanza diperoleh nasabah dari cabang Kisaran. (c08)
Kantor Jaga PLN Airjoman Gelar Peringatan Maulid AIRJOMAN ( Waspada): Kantor Jaga PT Perusahaan Listrik Negara (PLN) Airjoman, Kab. Asahan menggelar peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW sekaligus bersilaturahmi dengan masyarakat di MasjidAl-Hidayah,DesaPunggulan, Kec. Airjoman, Senin (4/3). Ust H. Sorkam Butar-butar yang sengaja didatangkan dari Kota Kisaran di hadapan hadirin dan undangan mengatakan kantor jaga PLN setempat bukan saja memberikan penerangan di dunia, melainkan juga di akhirat. Terbukti, antusiasme masyarakat untuk mengikuti, acara tentunya memiliki nilai ibadah tersendiri dan Insya Allah bisa menjadi penerang di akhirat nanti. Dalam kesempatan itu H. Sorkam menerangkan agar PT PLN dapat melayani masyarakat dengan baik dan semakin sering menyelenggarakan kegiatan keagamaan. Seyognyalah masyarakat turut mendukung. Salah satunya dengan cara membayar rekening listrik tepat waktu dan tidak melakukan pencurian arus (penyambungan ilegal). Menyangkut peringatan Maulid Nabi, H. Sorkam menjelaskan, peringatan hari lahir
Nabi Besar pembawa agama Islam kiranya bukan hanya bersifat seremonial belaka. Melainkan lebih kepada penerapan suri tauladan yang dicontohkannya dalam kehidupan sehari-hari. Kepala Desa Punggulan Sukir dan Ketua Badan Kenazira Masjid Al-Hidayah Saghi memberikan apresiasi kepada PLN Kantor Jaga Airjoman atas kepedulian menyelenggarakan kegiatan bernuansa islami. Mereka juga berdoa agar usaha PLN
untuk membantu masyarakat dapat berjalan dengan baik. Sementara, Kepala Kantor Jaga PLN Airjoman Joko itu mengimbau agar masyarakat beralih dari pra bayar ke pasca bayar. Sebab, selain efisien dan cara pembayaran yang mudah, tunggakan rekening listrik yang selama ini menjadi beban PLN dapat ditanggulangi. Kegiatan dirangkai dengan penyerahan santunan kepada anak yatim. Turut hadir anggota DPRD Asahan Ismail Sihotang (a32)
Waspada/Iwan Has
BIBIR pantai Bogak Desa Bandar Rahmad, Kec. Tanjungtiram, Kab. Batubara perlu dilakukan penghijauan dalam upaya menangkal abrasi.
Pantai Bogak Tg. Tiram Perlu Penghijauan TG TIRAM (Waspada): Sepanjang 1,5 km alur panjang pantai Bogak, mulai dari pantai Bunga hingga Kubah Meriam, yang salah satu situs peninggalan sejarah di Desa Bandar Rahmad, Kec. Tanjungtiram, Kab. Batubara perlu dilakukan penghijauan dalam upaya mengatasipasi abrasi yang kian mengancam daratan dan jalan disisinya. “Walau sekali pun telah di hampang oleh bangunan tembok beton dan beronjongan batu cadas, namun masih ada celah untuk dilakukan penanaman penghijauan di sepanjang pantai. Agar daratan dan jalan disisinya dapat lebih terselamatkan dari ancaman abrasi yang mengintai,” tukas Zulkifli, tokoh pemuda di Tanjungtiram kepada Waspada, Selasa (5/2). Jika pasang dalam, daratan yang menjadi celah sasaran penghijauan tersebut diakui tenggelam oleh pasang. Namun, di saat surut, daratan yang berada di bibir pantai tersebut dapat terlihat nyata dengan kondisi tandus tanpa dihiasi tanaman mangrove di atasnya. “Mungkin dulunya celah ini ditumbuhi
mangrove ditandai dengan akar tanaman yang ada, namun tidak bertahan karena dilantak alias di telan pasang,” tukasnya sembari memperlihatkan akar tanaman pada titik hamparan pantai yang tandus. Langkah ini, katanya, tidak saja menyelamatkan daratan dan jalan di sisi pantai, namun bangunan sekolah dan pemukiman warga sekitar. Apa lagi ruas jalan tersebut satu-satunya jalan darat digunakan warga maupun wisatawan untuk bepergian ke luar dan datang ke pantai. Selain menyebrang menggunakan sampan tambang melalui Pelabuhan Tanjungtiram. Sedangkan fungsi mangrove dapat menjadi penghampang daratan dari erosi maupun abrasi, sehingga tidak hanya menghandalkan dari bangunan tembok beton dan beronjongan yang ada. Warga mengaku, pinggiran pantai tersebut pernah ditanami mangrove baik dari bantuan Pemerintah maupun gerakan yang dilakukan perusahaan swasta maupun lembaga melalui penanaman pohon. Namun upaya itu tidak dapat bertahan dan hanyut dibawa pasang. (a13)
Jembatan Ambruk Diterjang Banjir AIRJOMAN, Asahan (Waspada): Satu jembatan menghubungkan Kec. Kota Kisaran Timur dengan Kec. Airjoman, Kab. Asahan tepatnya di Dusun III, Desa Kampung Subur, Kec. Airjoman ambruk diterjang banjir. Akibatnya, jalan utama m e n g h u b u n g k a n Ke l . Siumbut-umbut, Kec. Kota Kisaran Timur dengan Dusun II dan III, Desa Subur Kec. Airjoman putus total. Masyarakat sekitar dengan swadaya kemudian membangun jembatan darurat dari batang pinang dan hanya dapat dilalui kendaraan Waspada/Rasudin Sihotang roda dua. WARGA berhati-hati saat melintas di jembatan darurat di Dusun Seorang warga Rusli, 48, III, Desa Subur, Kec. Airjoman, Kab. Asahan yang dibangun kepada Waspada, Minggu (3/ menggunakan dana swadaya. 2) menuturkan, ambrolnya jembatan itu terjadi belum lama ini akibat hujan Kendaraan roda empat harus dialihkan melalui yang turun terus menerus mengguyur kawasan jalan Protokol Airjoman yang jaraknya cukup itu. Sehingga terjadi peningkatan volume air jauh dan waktu tempuh semakin lama. cukup tinggi yang menggerus dinding sungai “Biayanya pun naik dua kali lipat bang. Cuma dan fondasi jembatan. kereta penggalas sajalah yang bisa lewat karena Hal itu diperparah lagi banyaknya sampah kami hanya mampu membangun jembatan dan kayu yang terbawa dari hulu yang menyum- lebarnya sekitar satu meter,” kata Rusli ditimpali bat aliran air. Hingga akhirnya, jembatan tak warga lainnya. mampu bertahan dan ambruk. “Hujan deras Disebutkan, pihaknya telah melaporkan dari jam dua malam bang, baru jam tujuh hal itu kepada camat supaya ditindaklanjuti. pagilah ambruknya. Waktu itu ada empat orang Namun hingga beberapa lama berlangsung tak berdiri di atas jembatan terjatuh dan terseret kunjung ada tanda-tanda perbaikan. air. Tapi masih beruntung tidak mengalami lukaWarga mendesak kepada Pemkab Asahan luka karena langsung diselamatkan,” tutur Rusli. membangun kembali jembatan ambruk itu. Akibat terputusnya jembatan itu, trans- Agar transportasi antar dua kecamatan baik anak portasi hasil bumi seperti sawit, kelapa, coklat, sekolah maupun angkutan barang dapat pisang dan ikan segar menjadi terhambat. berjalan seperti sediakala. (a32)
DPRD Akan Rekomendasi Pemberhentian Rektor UNA ASAHAN (Waspada): Kami anggota DPRD utama dalam hal ini adalah rektor. Asahan, khususnya Komisi D akan berada di Dalam pertemuan itu, Kusmayadi depan guna penyelamatan UNA yang sudah menyimpulkan rektor Dr. Zuriah Sitorus MSc diujung tanduk. Jika memang rektor Dr. Zuriah harus diberhentikan, karena telah meresahkan Sitorus, MSc kami simpulkan telah melakukan civitas akademika. Kemudian, membenahi kesalahan, maka DPRD Asahan akan mereko- Yayasan UNA dan mewujudkan UNA menjadi mendasikan rektor untuk diberhentikan. Universitas Negrei. Demikian disampaikan Wakil Ketua DPRD Sementara itu Ketua Komisi D M Yusuf Asahan Armen Margolang di hadapan para Margolang yang terus didesak untuk memdosen, mantan dekan dan perwakilan maha- berikan kepastian sikap Komisi D, menjanjikan siswa Fakultas Pertanian UNA di ruang Madani akan melakukan rapat internal untuk memasKantor DPRD Asahan, Senin (4/2). tikan langkah selanjutnya menyelesaikan Hadir dalam kesempatan itu Ketua Komisi masalah UNA. “Paling lambat Senin depan kita D DPRD Asahan M. Yusuf Manurung, Ketua sudah menjadwalkan untuk memanggil pihak Komisi A Drs. Mapilindo M.Pd, Wakil Ketua – pihak yang menjadi simpul masalah ini,” kata Komisi D T Jonson, Sekretaris Komisi D Samsul Yusuf. (c05) Qadri, Lc. Mantan Pj Rektor UNA Ir. Ansoruddin, Dekan Fakultas Pertanian yang diberhentikan Ir. Maimunah Siregar, Dekan Fakultas INDRAPURA (Waspada): Pimpinan Cabang (PC) Alwashliyah Tehnik yang diberhentikan Ir. Ridwan Nasution MT, para Kec. Airputih, Batubara akan menggelar Rapat Pimpinan Cabang dosen, sekretariat dan per- (Rakercab) 24 Februari. Ketua PC Alwashliyah Airputih Sahril Hasanel Basri didampingi wakilan mahasiswa. Mewakili audiens, Ir. Ketua Panitia Ir Zainal Abidin kepada Waspada di Indrapura Minggu Kusmayadi memaparkan (3/2) mengatakan, Rakercab akan digelar di balai pertemuan Kantor kronologis kisruh UNA yang Camat Airputih komplek lapangan Indrasakti Indrapura, diikuti dimulai sejak enam bulan unsur PC, Organ Bagian, Majlis, Ranting, Wanhat, tokoh, ulama, da’i/da’iah dan simpatisan Alwashliyah se Airputih. setelah Rektor Zuriah Sitorus Selain itu, juga diikuti Kepala Sekolah/Madrasah serta guru mulai memberhentikan dan staf di lingkungan Perguruan Alwashliyah se Airputih sebagai pada dekan. peninjau. Diperkirakan peserta dan peninjau berjumlah 350 orang. Permasalah ini ditanggaDirencanakan Rakercab dibuka Bupati Batubara OK Arya pi Ketua Komisi A Mapilindo Zulkarnain SM MM dan dihadiri PD Alwashliyah Batubara. “Selain yang menilai problem per- sidang pleno, Rakercab diisi dengan pemaparan Bupati Batubara guruan tinggi swasta di ba- dengan thema Strategi Pembangunan Kabupaten Batubara dalam nyak tempat nyaris sama. Mewujudkan Visi Pemkab, Batubara Sejahtera Berjaya,” ujar Sahril Permasalah UNA yang mengakhiri keterangannya. (c04)
Alwashliyah Airputih Akan Gelar Rakercab
Waspada/Rasudin Sihotang
TOKOH masyarakat didampingi Kepala Kantor Jaga PLN Airjoman menyerahkan santunan kepada anak yatim.
Sumatera Utara
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
B3
Terminal Bus Pandan Mubazir TAPTENG (Waspada): Terminal bus Pandan yang berada di Kelurahan Sibuluan Raya, Kecamatan Pandan mubazir. Pasalnya sejak diresmikan pada tahun 2011 lalu, hingga saat ini belum difungsikan. Akibatnya, sejumlah prasarana yang ada di lokasi sekira 5 hektar tersebut sebahagian rusak tak terawat. Pantauan Waspada, Selasa (5/2) di komplek terminal bus tersebut, gerbang pagar yang ada telah tertutup dan sebagian besi pagarnya telah rusak. Bangunan berlantai dua yang ada di kompek tersebut, sebagian rusak termasuk pada bagian atap dan asbes, dan pada bagian
tangga serta beberapa tempat duduk yang ada sepertinya diabaikan dan nampak telah rusak. Bahkan, sebagian bangunan kecil yang diperuntukkan dan direncanakan untuk loket masing-masing bus yang akan beroperasi di terminal itu, sudah mulai rusak dan kurang
terawat. Selain itu, pada sebagian kawasan komplek terminal itu juga yang telah dilantai semen, telah ditumbuhi sejumlah rerumputan dan semak belukar serta ada juga sebagian kawasan yang terus digenangi air. Kemudian pada bagian atas yang dibuat lambang Dinas Perhubungan telah rusak dan tidak nampak lagi tulisannya. Beberapa warga yang berada di sekitar lokasi terminal menyayangkan tidak dioperasikannya terminal bus tersebut. “Kita menyayangkan tidak dioperasikannya terminal. Pada-
hal kita ketahui sangat banyak biaya yang dikeluarkan untuk pembangunannya. Kita perkirakan, sedikitnya puluhan miliar rupiah dikeluarkan untuk membangunnya,” kata salah seorang warga yang mengaku marga Tambunan. Bahkan, disebutkannya, sejak terminal diresmikan telah beberapa kali dicat, namun hingga saat ini tak juga difungsikan. “Kita sangat menyayangkan banyaknya biaya yang dikeluarkan untuk pengecatan terminal yang terkesan mubazir dan tak bermanfaat bagi masyarakat,” ujar Tambunan.(cpol)
Wali Kota Padangsidimpuan Serahkan Gaji Ke Bazda PADANGSIDIMPUAN (Waspada):Wali Kota Padangsidimpuan Andar Amin Harahap, S.STP, M.Si menyerahkan gaji pokoknya kepada Badan Amal Zakat Daerah (Bazda) setempat, memenuhi janji kampanye saat Pemilukada lalu di aula Bazda, Lingkungan Masjid Al Baror, Jalan Kenanga, Padangsidimpuan, Senin (4/2). Gaji pokok perdana Wali Kota Padangsidimpuan yang dilantik 4 Januari 2012, sebesar Rp6,2 juta lebih, berupa zakat dan infaq untuk disalurkan kepada mustahaq. Infaq wali kota diterima Ketua Umum Bazda Drs. H. Agus Salim Daulay, M.Ag disaksikan Sekretaris Drs. Sam-
suddin Pulungan, M.Ag, Bendahara Dra. Hj. Suciaty Sannita Nasution dan pengurus lainnya. Mendampingi wali kota, Asisten I Khairul Alamsyah, Asisten II Dr. Ali Pada Harahap, Asisten III Rahuddin P Harahap, SH, MH, Kabag Humas dan Arsip Saeful Bahri dan Kasubbag Humas dan Arsip Asrul. Hadir juga Ketua Komisi II DPRD Ashari Harahap dan Indar Sakti Tanjung, ST. Wali Kota Andar mengatakan, penyerahan gaji pokok kepada Bazda sebagai wujud komitmen saat kampanye Pemilukada Kota Padangsidimpuan. Saat itu dia berjanji apabila terpilih akan menginfaqkan seluruh gaji pokoknya untuk
membantu kaum duafa dan yatim piatu. “Ini saya niatkan tidak lain karena melihat potensi zakat yang begitu besar untuk meningkatkan ekonomi warga Padangsidimpuan,” tuturnya. Ini juga, lanjutnya, tidak akan berarti apa-apa jika tidak diikuti SKPD dan jajarannya serta wajib zakat kainnya.“Apabila kita sudah menyadari bersama akan kewajiban zakat, potensi yang sangat luarbiasaini,dalamwaktusingkat dapat merubah wajah ekonomi masyarakat miskin.” Dikatakan, 2,5 persen dari
jumlah gaji pokok Rp6,2 juta lebih diperuntukkan buat zakat, selebihnya untuk infaq dan sadakah. Ini akan berlangsung setiap bulan selama periodesasinya memimpin Kota “Salak” Padangsidimpuan 5 tahun ke depan. Ketua Umum Bazda Agus Salim Daulay menyambut baik langkah dan perilaku mulia yang ditujunjukkan Wali Kota Andar Amin Harahap. “Kiranya akan memotivasisemuapihak,sehingga periode ini membawa berkah bagi warga Kota Salak.” (a26)
Waspada/Poltak Tarihoran
SEBAGIAN komplek terminal digenangi air dan ditumbuhi semak belukar. Masyarakat menyayangkan besarnya biaya yang dikeluarkan untuk pembangunan yang terkesan mubazir itu.
Gerakan Pramuka Bentuk Generasi KNPI Madina Tak Akui Muda Berdisiplin Dan Bermoral Dualisme Kepemimpinan SOSOPAN (Waspada): Gerakan Pramuka tidak hanya sekedar kegiatan ekstra kurikuler di sekolah, tapi juga menjadi cara pembelajaran menarik bagi para siswa. Bahkan akan membina pelajar intelektual dan mandiri, sekaligus membentuk generasi muda berdisiplin dan bermoral. Demikian Sekjen Kwarcab Pramuka Kab. Padanglawas, Zainuddin Hasibuan, S.Pd, MM bersama Drs. Ali Hakim Siregar, Kepala SMAN 1 Sosopan, Senin (4/2), usai penutupan orientasi
pembina Gugus Depan (Gudep) se Kab. Padanglawas. Dikatakan, pemerintah ingin mendorong agar gerakan pramuka menjadi cara pembelajaran menarik bagi siswa. Untuk itu mereka minta partisipasi masyarakat untuk turut menjadikan gerakan pramuka sebagai media pembelajaran yang menarik dan menyenangkan bagi anak-anak. Seperti disampaikan Zainuddin saat menutup kegiatan itu, bahwa penguatan dan akselerasi akan membentuk pondasi
kuat dalam diri anak-anak, meliputi sikap cinta tanah air, solidaritas kemanusiaan, budaya kepramukaan dan budaya ke Indonesiaan yang berbeda-beda tetapi tetap satu. Sementara Ali Hakim menyampaikan, setelah kegiatan pramuka mulai diadakan di SMA 1 Sosopan sangat dirasakan dampaknya, di mana anak-anak semakin berdisiplin dan bermoral, malah mampu bersaing dalam prestasi setelah menduduki bangku perguruan tinggi.(a33)
Waspada/Sy.Nasution
WALI KOTA Padangsidimpuan Andar Amin Harahap bersalaman dengan Sekretaris Bazda Drs. Syamsuddin Pulungan disaksikan Ketua Bazda Agus Salim Daulay (kiri) dan bendahara Suryati Nasution (kanan), usai menyerahkan gaji pokok Rp6,2 lebih.
PNS, Pejabat BUMN Dan BUMD Harus Netral SIMALUNGUN (Waspada): Sebagai aparatur negara, PNS (Pegawai Negeri Sipil) diminta agar bersikap netral baik dalam proses maupun saat kampanye pemilihan Gubernur/Wakil Gubsu periode 2013-2018. Ketua Panwaslu Kab. Simalungun, Drs. Ulamatuah Saragih mengemukakan hal itu kepada Waspada, kemarin (4/2). Selain PNS, pejabat di BUMN (Badan Usaha Milik Negara) dan pejabat BUMD (Badan Usaha Milik Daerah) juga diminta untuk menjaga netralitasnya dalam pesta demokrasi pemilihan Sumut 1 dan 2, yang akan berlangsung 7 Maret. “Setiap PNS, pejabat BUMN dan BUMD harus menjaga netralitasnya baik dalam proses maupun saat berlangsungnya kampanye pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur Sumut,” tegas Ulamatuah. Sekaitan dengan itu, lanjut Ulamatuah, didampingi anggota Panwaslu, M. Adil Saragih dan Michael R Siahaan, pihaknya secara resmi telah melayangkan surat tentang pengawasan netralitas PNS dan pejabat BUMN dan BUMD ke berbagai instansi. “Kita berharap Pilkada gubernur/wakil gubernur Sumut dapat berlangsung tertib, aman dan lancar tanpa ada pelanggaran yang dilakukan setiap pasangan calon,” imbuh Adil Saragih. (a29)
Waspada/Idaham Butar butar
SEKJEN Kwarcab Padanglawas, Zainuddin Hasibuan, MM bersama pelatih dan peserta orientasi pembina Gudep.
Bupati Tapsel Resmikan Kantor Camat Tantom TANTOM (Waspada): Bupati Tapanuli Selatan, Syahrul M. Pasaribu meresmikan penggunaan kantor, aula dan rumah dinas camat Kec. Tano Tombangan (Tantom) Angkola, di Desa Situmba, Senin (4/1). Acara dirangkai pengukuhan Dewan Kesenian Daerah Kecamatan (DKDK). “Saya minta, setelah diresmikannya kantor, aula dan rumah dinas ini tingkat pelayanan kepada masyarakat semakin ditingkatkan. Bekerjalah sesuai prinsif kerja kepemimpinan kita, MarMar Style,” pesan Bupati Tapsel. Tantom Angkola merupa-
kan daerah pemekaran Kec. Sayurmatinggi sekitar empat tahun lalu. Terdiri dari 15 Desa dan 1 kelurahan. Selama ini masih mengontrak rumah warga untuk dijadikan kantor camat. Kini sudah punya kantor, aula dan rumah dinas definitif, dibangun di atas tanah seluas 1 hektar, hibah warga bermarga Situmeang. Camat Tantom Angkola sejak terbentuk hingga sekarang masih dijabat H. Saptar Harahap, S.Sos, mantan sekretaris kecamatan (Sekcam) Sayurmatinggi. Kerukunan Beragama Bupati Syahrul Pasaribu
juga menobatkan Kec. Tantom Angkola yang masyarakatnya selalu kompak walau berbedabeda agama, suku dan ras, sebagai daerah contoh kerukunan umat beragama di Tapsel. “Perbedaan agama, suku dan ras tidak pernah menjadi masalah. Masyarakat Tantom selalu rukun, kompak dan bersatu dalam setiap kegiatan,” kata Syahrul sembari minta masyarakat Tapsel lainnya meniru dan menerapkan kerukunan ini di daerahnya masing-masing. Selain itu dijelaskan, tahun ini PemkabTapsel mengucurkan dana Rp2 miliar untuk membangun jalan di Tantom.(a27)
PANDAN (Waspada): Mengetahui kehadiran Al Ustadz Opick di Pandan, Kab. Tapanuli Tengah (Tapteng), maka para pengurus SMA Negeri Plus Matauli Pandan berupaya menghadirkan penyanyi religius itu untuk berkunjung ke sekolah plus kebanggaan warga Sibolga dan Tapteng. Al Ustadz dan juga penyanyi religius yang bernama asli Aunur Rofic Lil Firdaus itu pun berkenan hadir secara spontan untuk memberi tausiyah kepada keluarga besar SMA Plus Matauli Pandan, Selasa (5/2), di aula sekolah. Dalam tausiyahnya di depan ratusan siswasiswi dan keluarga besar SMA Plus Matauli, ustadz kelahiran Jember Jawa Timur itu memberikan motivasi agar sungguh-sungguh menuntut ilmu dan juga harus selalu bertaqwa kepada Allah SWT. Karena, walau pun punya ilmu pengetahuan yang bagus tanpa dibarengi ketaqwaan, maka serasa kurangnya keseimbangan dalam mengarungi hidup dan kehidupan. “Walau pun anak-anak kami pintar-pintar tanpa dibarengi ketaqwaan, serasa hidup ini
kurang bermakna. Karena dalam agama diajarkan bagaimana hubungan kepada sang Khalik sebagai pencipta yang harus disembah dan selalu bersujud kepadaNya, serta selalu mensyukuri segala sesuatu nikmat yang diberinya. Begitu juga dengan hubungan sesama manusia yang harus selalu bertenggangrasa, saling memahami dan selalu menjalin silaturahim, sehingga di antara manusia saling terjadi hubungan komunikasi yang harmonis,” kata Al Ustadz Opick. Di akhir silaturahim, para siswa“menodong” Opick untuk menyumbangkan lagu religius yang biasadidengardandilihatmelaluimediaelektronik. Dengan senang hati Opick mempersembahkan lagu “Alhamdulillah” dan sontak para siswa dan keluarga besar SMA Plus Matauli mengikuti secara bersama-sama bernyanyi. Kepala SMA Negeri 1 Plus Matauli Pandan Murdianto, SPd mengucapkan terimakasih kepada Opick dan berharap makin tegar dalam profesinya yang sekaligus dapat memberi pesan religius melalui dakwah dan lagu-lagunya.(cpol)
Waspada/Poltak Tarihoran
AL USTADZ Opick saat melantunkan lagunya pada akhir silaturahim dengan keluarga besar SMA Negeri Plus Matauli Pandan Tapteng, di aula sekolah tersebut.
Bupati Madina: Tumbuhkan Motivasi Membangun Daerah
BP Aryanfa Mitra Madani Berangkatkan Jamaah Umroh SIDIKALANG (Waspada): Biro perjalanan Ibadah Umroh PT.Arianfa Mitra Mandiri memberangkatkan sebanyak 40 orang jamaah Umroh beberapa waktu lalu dari Sidikalang. Pemberangkatan berlangsung dari Kantor Biro Perjalanan, Jl. Empat Lima No.2 Sidikalang juga dihadiri dari keluarga. Sebelum pemberangkatan Umroh, Drs. Malindung Capah, MM selaku pembimbing menyebutkan bahwa, minat umat Islam dalam melaksanakan Umroh setiap tahunnya semakin meningkat. Disebutkan melaksanakan Umroh adalah merupakan ibadah sehingga diharapkan kepada seluruh jamaah agar melaksanakan ibadah sebaik mungkin. “Sehingga, kita dalam melaksanakan ibadah mendapat Ridho Allah SWT mulai pemberangkatan sampai kembali ke tempat kita masing-masing,” kata Malindung. Hendrik Angkat Humas PT. Aryanfa Mitra Madani mengungkapkan, Jumat (1/2), keberangkatan ini adalah yang perdana perusahaan ini. “PT.Aryanfa Mitra Madani memberangkatkan 40 orang pada perdana ini,” katanya. (ckm)
3 Juni 2012 dilaksanakan DPP KNPI di Hotel Santika kota Medan, diikuti pimpinan organisasi masyarakat, pemuda dan DPD KNPI se Indonesia dihadiri MPN dan para alumni DPP KNPI. Saat bersamaan Menteri Negara Pemuda dan Olah Raga menyatakan, satu-satunya DPP KNPI adalah di bawah kepemimpinan BungTaufan dan BungYasir Ridho Lubis sebagai ketua DPD KNPI Provsu hasil Musyawarah Provsu XII tanggal 1012 Oktober 2012 di Hotel Patrajasa Prapat. Kita juga mengimbau seluruh pengurus DPD KNPI Madina dan seluruh fungsionaris kecamatan, tetap waspada dan jeli serta tidak terjebak trik dan tipu daya okum-oknum tak bertanggungjawab. Kita juga akan menyurati Bupati Madina, Kapolres, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Panyabungan agar tidak memberi ruang bagi oknum-oknum tersebut, sebab hanya akan memperkeruh suasana di Bumi Serambi Mekkah ini,” tegasnya.(c15)
Penyanyi Opick Kunjungi SMA Plus Matauli Pandan
Panwas Labusel Tertibkan Ribuan Atribut Kampanye KOTAPINANG (Waspada): Panwaslu Kab. Labusel menertibkan ribuan atribut kampanye calon gubernur dan calon wakil gubernur peserta Pilgubsu dari sejumlah kawasan di Labusel, Selasa (5/2). Ketua Panwaslu M. Yunus mengatakan, langkah penertiban itu dilakukan secara serentak di lima kecamatan di Labusel. Atribut kampanye berupa spanduk, baliho, serta poster pasangan calon yang menempel di tiang listrik dan batang pohon ditertibkan petugas Panwaslu bersama petugas Satpol PP-Linmas Pemkab Labusel. “Kita bersama petugas Satpol PP sudah menertibkan sekira 1.000-an alat peraga pasangan calon dari berbagai wilayah. Penertiban ini dilakukan mengingat saat ini belum memasuki masa kampanye Pilgubsu,” katanya. Menurut Yunus, alat peraga yang paling banyak ditertibkan berada di kawasan Kec. Kotapinang. Menurutnya, petugas juga menemukan alat peraga berupa stiker yang ditempel di dindingdinding warung, tembok rumah, dan pagar warga. “Stiker-stiker tersebut juga kita robek,” katanya. Yunus juga mengatakan, pemasangan alat peraga ini merupakan pelanggaran karena merusak estetika kota. “Untuk alat peraga tidak perlu akumulasi ajakan, nomor urut dan visi-misi. Semua alat peraga melanggar,” katanya. (c18)
PANYABUNGAN ( Waspada): Dewan Pengurus Daerah Komite Nasional Pemuda Indonesia (DPD KNPI) Mandailing Natal, tidak mengakui adanya dualisme kepemimpinan di dalam kepengurusan DPP KNPI dan DPD KNPI Provsu. “Kita hanya mengakui Ketua DPP KNPI sesungguhnya Bung Taufan EN Rotorasiko, dan Ketua DPD KNPI Provsu Bung Ir. H. Yasir Ridho Lubis,” kata Ketua DPD KNPI Mandailing Natal, Mulyadi Nasution, S. Pd.I. Mulyadi menegaskan itu di dampingi Sekretaris Darto Siregar, Bendahara Bode Tanjung, Wakil Ketua KNPI Lokot Husda Lubis, S.Ag dan Hendri, S.Sos, kepada wartawan di kantor DPD KNPI Madina Jl. Willem Iskander Dalan Lidang Panyabungan, Senin (4/2). Ini, diperkuat hasil Kongres bersama Bung Doli dan Bung Aziz di Hotel Sahid Jakarta, Oktober 2011, dan rapat koordinasi daerah 1-
Waspada/Sukri Falah Harahap
BUPATI Tapsel, Syahrul M. Pasaribu meresmikan kantor Camat Tantom Angkola, disaksikan Muspida Plus, tokoh masyarakat, tokoh adat dan alim ulama.
PANYABUNGAN (Waspada): Dengan peringatan Maulid Nabi Besar Muhammad SAW yang digelar Pemkab Kab. Mandailing Natal (Madina) secara akbar, merupakan sarana berisi dakwah untuk meningkatkan hubungan manusia dengan Allah SWT, sekaligus mempererat silaturahmi di antara sesama manusia sebagai mahluk sosial yang tidak bisa hidup sendiri. Dengan semangat ukuah Islamiah, menjadi salah satu modal kuat bagi seluruh lapisan masyarakat Madina menumbuhkan motivasi membangun daerah, dalam konteks perbaikan dan peningkatan pembangunan demi dan untuk ke sejahteraan masyarakat di semua lapisan. Demikian disampaikan Bupati Madina, HM. Hidayat Batubara, SE saat dihubungi Waspada, Senin (4/1), terkait peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW yang akan dihadiri seluruh elemen masyarakat Madina. “Saya berharap, acara peringatan Islam ini
menjadi momen bagi masyarakat Madina untuk tetap menjaga persatuan dan kesatuan dilandasi Aqidah yang mencerminkan masyarakat yang tinggal di Kota Santri, atau dijuluki serambi Mekah-nya Sumatera Utara ini. Seiring itu diharapkan, rasa cinta terhadap daerah tumbuh dan berkembang dalam tiap masing-masing kepribadian masyarakat, yang pada akhirnya menjadi satu kekuatan akbar dalam mensukseskan program-program pembangunan yang ada mau pun yang akan berjalan,” ucap Hidayat Batubara. Kabag Kesra Madina, Taufik Lubis yang konfirmasi menjelaskan, peringatan Maulid Nabi besar Muhammad SAW berlangsung Rabu 6 Februari 2013, dipusatkan di Masjid Agung Nur Ala Nur, Kel. Aek Godang – Panyabungan. Sedangkan tuan guru yang diundang untuk memberikan tausiyah adalah KH. Zulfikar Hazar LC.(c14)
B4 1 CM 2 CM
WASPADA
Rp. 12.000 Rp. 24.000
3 CM Rp. 36.000 4 CM Rp. 48.000
BURSA
AUTOMOTIVE Informasi Pembaca AC BR CL ND DB
: : : : :
Bursa Automotive
Air Condition Ban Radial Central Lock Nippon Denso Double Blower
PS PW RT VR EW
: Power Stearing : Power Window : Radio Tape : Ve l g R a c i n g :Electric Window
CHEVROLET Spark Thn. 2003. Silver metalic, harga 48 Jt. Hub. HP. 0812 6577 429 0813 7553 5097 BELI DAIHATSU BARU DAPAT EMAS Ready Stock Xenia, Terios, GM Pick Up, GM Minibus Luxio, Sirion, Proses Cepat, data dijemput Hub. RIKY 0812 659 5820, 0878 6700 0029 DAIHATSU BARU PAKET IMLEK Khusus PNS, Swasta dan Wiraswasta juga ok. Terios, Xenia, Luxio, Gran max PU dan MB. Beli Daihatsu sekarang...! Raih kesempatan dpt emas/uang Rp. 1M. Hub. PAIREN. 0812 6305 0708
DAIHATSU Rocky independent 4x4 Th. 97. Htm. AC, CD, BR, 31. Mls. Hrg. 95Jt. 0877 6608 4269 DAIHATSU Rocky Independent Th. ‘97. Double Gerdang, warna hitam, metalik. Bln. 12, BK Asli Medan, Rp. Depan Kampus UISU No. 200. 0815 337 336 88 / 7851402
DAIHATSU Grandmax PU Th. ‘08 Biru metalik, 1300cc. Mobil siap pakai. Rp. 60Jt / BU. Hub. 0853 7176 5616 KHUSUS PEMAKAI
Daihatsu Taft GT 4x4 1992. BK Medan asli, nama pribadi, W. Hitam, Full Sound system, P. Window, C. Lock. Ban 31, Velg Cobra. Body kaleng, mesin bagus. P. Serius Hub. 0812 6025 8795 FORD Everest ‘07 XLT 4x2 dijual cepat. Warna biru met. mobil cantik, mulus, lengkap. BK Medan Asli (tunggal). Pajak panjang 1 tgn dari baru. Pemakai langsung. Harga / Nego. Hub. 0813 9604 3020
5 CM 6 CM
Rp. 65.000 Rp. 78.000
Rp. 91.000 Rp. 104.000
TOYOTA Kijang Jantan Dijual Thn ‘93, Biru Met, AC dbl, Pw, VR, BR, Mobil mulus, Hrg 51 Jt/damai Hub. Rumah Makan Surya Baru Jl. Karya No. 90 Sei Agul 20 mtr dari Simpang (4) Lampu merah
ISUZU Panther Total Assy Dijual 93 Biru metalik. AC, Tape, BK Medan dan baru diperpanjang. Harga Rp. 50 Jt.Nego. Hub. 0813 7681 5717
TOYOTA Kijang Commando Thn ‘89/90 W. Merah Metalic, Long, 6 Speed, AC, VR, BR, Siap pakai 0853 6172 0189
ISUZU Panther LV Turbo, Thn. 2007. Silver, BK Mdn Rp. 143Jt. Hub. 0852 7538 3218
READY:AVANZA,INNOVA,RUSH,YARIS,FORTUNER Melayani tukar tambah dan hitungan kredit NASUTION: 0813 9755 5651
ISUZU Panther Total Assy Dijual. ‘93. Hijau metalik, AC, Remote, DVD, PS, PW, BR/VR. Mobil luar biasa mulus. Hub. 0852 7759 5354
TOYOTA Kijang Capsul LGX New Bensin 1.8 EFI Thn 2004, Hitam Met, VR 17, BR, PS, PW, CL Rmt, E. Miror, AC double, Full sound, Pake TV ada 3 Hub. 0823 6635 9858, Hrg 145 Jt/nego abis
# ISUZU 100% BARU = UNTUNG #
Panther Pick Up Turbo..............DP 20 Jt-an Panther LM, LV, LS, Touring.......DP 50 Jt-an Hub. Suprapto 0813 7507 0088 /(061) 7786 0168
ISUZU PANTHER MB ‘ ROYAL 99/2000
BK Medan asli, tgn. I, Hijau met, AC, Full sound system, Alarm, C. Lock. NB: Khusus Buat Pemakai langsung Kondisi mobil sangat terawat. P. Serius Hub. 0813 7095 7988 (TP)
OPEL BLAZER LT INJECTION HITAM MET THN ‘96, Mulus Orisinil, Mesin sehat, AC dingin, Hrg 45 Jt/nego Hub. 0823 6261 5557 MITSUBISHI Jetstar ‘87 Mesin Sehat, Pajak Hidup Jan 2014 Nama Sendiri Hub. 0813 6175 1883 - 0819 7302 7388
100% L33,MITSUBISHI COLT DIESEL, FUSO BARU HUB:T120SS, ILHAM 0852 7775 1173
TOYOTA BARU 2013
TOYOTA Land Cruiser Cygnus 2007. Night Vision, Hitam, Plat B, Pakai Dari Baru, Km. 35.000. Hub. 0813 7000 1688
TOYOTA Starlet Capsul Thn. 91. W. Abu2 met. Jual cepat BU. Hub. 0812 6468 4768 - 0813 9793 7619
BURSA
DO RE MI JOK MOBIL KHUSUS AVANZA/INNOVA Rp. 1.350.000,Jok (model press) + Alas
HOLDEN Gemini Thn ‘89 Solar, Plat Hitam, AC, VR, CD, W. Hitam Metalic, Sangat mulus, Rp. 25 Jt/nego HP: 0813 9642 3289
SUZUKI Karimun Th. 2000. Warna biru met, BK Mdn. Cat mulus, orisinil, komplit. H. Nego. Hub. 0812 6599 2655
HONDA Accord Maestro Dijual Thn ‘93/94 Hitam, AC, DVD, TV, Pwr, Suv wofer, VR 18 Impor, Krum, Mobil sangat mulus, Hrg 52 Jt/damai H u b . Rumah Makan Surya Baru Jl. Karya No. 90 Sei Agul dkt Simpang (4), Lamp. Merah
TOYOTA Fortuner Bensin V 4x4 Matic. Thn. 2007, hitam, BK Medan Rp. 265Jt. Hub. 0812 6594 2789
HONDA CRV 2400cc Matic Th. ‘08. Warna hitam metalik, mobil mulus. 1 tangan dari baru, Rp. 255Jt. Hub. 0812 60155 85
TOYOTA Innova G Bensin Th. ‘10 Manual Bln 12, wrn hitam metalik, Ban besar, mobil ctk sekali, 1 tangan dari baru, Rp. 199Jt. Jl. SM. Raja No. 200. Hub. 0821 6767 7000 / 785 1402
11 CM Rp. 165.000 12 CM Rp. 180.000
IKLAN KHUSUS 6x1,5 kolom Rp. 120.000
AMANAH UMROH
DAFTAR SEGERA
BURSA
BURSA
SEPEDA MOTOR
DIJUAL BAJAJ PULSAR 200CC
DO RE MI JOK MOBIL
BURSA BUTUH DANA PINJAMAN DANA EXPRESS
MULTAZAM - UMROH
MANASIK HAJI 2013 HAJI PLUS / KHUSUS - UMROH REGULER 9 HR (15 DAN 22 MARET, 11 APRIL, 03 DAN 10 MAY, 12 JUNI) - UMROH REGULER 13 HR (10, 17 DAN 27 MARET) - UMROH PLUS MESIR 11 HR (10 MARET) - UMROH PLUS TURKEY 11 HR (28 MARET) - UMROH PLUS AQSHA (BULAN APRIL) - UMROH RAMADHAN: AWAL - PERTENGAHAN - AKHIR - 1 BULAN Manasik Haji Multazam: Setiap hr Sabtu Pkl. 14.00-16.00 Wib Hr Minggu pkl. 09.00-11.00 Wib SEGERA DAFTARKAN KE KANTOR PUSAT MULTAZAM JL. TITI PAPAN/ PERTAHANAN NO. 10 SEI SIKAMBING D MEDAN
Model lengkap full set Box. Harga 12.500.000. Hub. 0813 7907 2199
TELP. (061) 457 6116 FAX. (061) 451 2319 HP: 0813 6137 2321 - 0812 6495 8456
Pencairan 3 Juta - 10 Milyar, 5 Jam Cair, Tanpa Usaha
Jaminan: SHM SK Camat, HGB. BPKB Mobil Spd. Motor. Mobil kredit, Take Over, Bantu pelunasan BPKB. Surat aman dan terjamin no sms. Hub. RAY FINANCE. 0813 7044 6633 - 0813 7044 6668
Yo u r E x i t e m e n t
READY STOCK TYPE GL - GX DP RINGAN KREDIT 1-4 THN
KREDIT VIA:
Hubungi Dealer
SUZUKI
ADA JADI MOBIL
JL. JEND. G. SUBROTO 18-20-22 Depan Air Mancur Petisah Tel. 4522619 - 4146757 MEDAN
TV
PAKAR SERVICE TV, LCD, LED, KULKAS M. Cuci, dll (segala merk) Hub. RIDWAN Ahli TV Prof. Master TV 77621674 0812 6303 4400. Siap ditempat & bergaransi.
BURSA
BUSANA/ ACCESORIES
PECI MAHKOTA
BURSA MESIN
MENJUALPECI TEMPAHAN
Berbagai Model dan Warna Jl. Prof. H.M. Yamin SH. No. 344/Jl. Serdang Depan Gg. Sado Medan, HARI MINGGU TETAP BUKA
MESIN BEKAS DIJUAL
Kami Perusahaan Furniture di KIM I Mabar akan melakukan penjualan mesin dan peralatan pabrik bekas asal Impor & lokal. Bagi yang berminat dapat menghubungi kami pada jam kerja ke Telp: (061) 6851418
BURSA
WC
Bergaransi/ Jl.Kpt. Muslim
WC WC
TUMPAT / SEDOT
HP. 8219951 Ada Garansi
Jl. P. BRAYAN MEDAN
HP. 0813 7035 7291 Ada Garansi
Ingin Promosikan Produk Anda
Harian
WASPADA
RUMAH DIJAMIN MURAH 140 JT HRG PASAR 170 JT MINIMALIS KOMPLEK SAFA MARWAH PSR 4 MARELAN. HUB : 085275719060 / 085371524588
HARGA PERDANA !!! Rp. 135 JT RUMAH DI KOMPLEK ANNISA RESIDENCE “2” SHM DKT SWALAYAN SUZUYA TANAH 600 HELVETIA. HUB : 081396279192 / 081375378119
-
NEW ARRIVAL
BLOUSE-BLOUSE ETNIK IMPOR ROK ETNIK IMPOR KEBAYA EKSLUSIF GAMIS MODIS SANDAL TAS BRANDED DAN MASIH BANYAK LAGI
DAPATKAN DISCOUNT 30% - 50% SELAMA PEBRUARI 2013
BRASTAGI SUPERMARKET
JL. JEND. GATOT SUBROTO NO. 288 MEDAN - (061) 4155 737
TUMPAT/ SAL. AIR
TUMPAT / SEDOT Hub. 0813 6151 3698 0853 7276 7755
HARGA HEBOH !!! RUMAH BARU MINIMALIS 115 JT KOMPLEK KINOYA ANDANSARI RESIDENCE TERBATAS 3 PEMBELI. HUB : 082368675455 / 085270360066
RUMAH Dikontrakkan, Strategis pinggir Jalan Raya AR. Hakim, Cck U/ usaha/ kantor, LT. 225m², LB. 162m² Hub. 0852 7602 2819 - 0812 6000 4982
KONSTRUKSI
WC
BALIK MODAL !!! RUMAH BARU SIAP MINIMALIS Rp. 80 JT DKT SWALAYAN SUZUYA TANAH 600 HELVETIA DKT WATER BOOM TERBESAR. HUB : 085371524588 / 081396279192
RUMAH MEWAH DIJUAL DI JL. PURWOSARI KRAKATAU DKT CEMARA ASRI UK. 7 x 15 MTR 3 KT 2 KM SHM Rp. 295 JUTA HUB : 085275719060 / 085371524588
ALAT MUSIK
SERVICE
845.8996 0812.631.6631
GEDUNG GELORA PLAZA Lt. 1
Jl. SM. Raja No. 4 / 18 Medan Telp. 061-7326981, 0813 7503 1889, 0852 6213 3488
Terimakasih
PHOTO COPY
2013 5 Maret & 17 Maret 20 Maret 6 Maret 16 Maret 13 Maret 20 maret 22 Maret
Pesawat via Singapore
KANTOR:
061-4576602
Jaminan apa saja Sertifikat Tanah mobil & Sp. Motor. Segala tahun. Hub. 061-8222774 HP. 0853 6199 1500
UMROH Umroh Reguler 9 Hari Umroh Reguler 11 Hari Umroh Reguler 14 Hari Umroh Plus Cairo Umroh Plus Turkey Umroh Plus Dubai Umroh Plus Aqso
Bagi Jamaah luar kota menginap di Hotel Madani (Gratis)
Apabila anda mencurigai sesuatu, silahkan hubungi kami di
BU T U H DAN A
Iklan Anda Dijemput Khusus Wilayah Medan Hub. 0813 6207 8393 Wilayah Marelan, Labuhan, Belawan Hub. 0812 6390 660
-
PT. Harian WASPADA.
SERVICE
JL.S.PARMANBLOKDDNo.3-4PETIDAH-MEDAN (DEPANSEKOLAHST.THOMAS2MEDAN) Telp. 061-4522123, 77602123 JL.MAKMURNo.10A,MEDAN (MASUKDARIJL.ADAMMALIK/JL.KARYA) TELP. 061-6639123, 76501123
HARGA BELUM TERMASUK PPN 10%
Pelanggan Yang Terhormat
ELEKTRONIK Hubungi:
FAX.4561347
HA TI-HA TI terhadap penipuan yang mengatas HATI-HA TI-HATI namakan PT. Harian WASPADA, kami dari PT. Harian WASPADA tidak pernah mengirim sms untuk TI-HA TI apabila membeli produk anda, dan HA HATI-HA TI-HATI anda ingin melakukan transaksi jual beli melalui transfer. Segala akibat yang terjadi diluar tanggungjawab
SERVICE/ASESORIS MOBIL
PROTON SAGA 1,3 M/T Thn. 2009. Hijau met. Irit BBM. BK Mdn Rp. 89Jt. Hub. 0853 7089 9893 SUZUKI Karimun Thn. 2000 Mdn. Biru met kaleng2. Mulus luar dalam full musik. Feroza Thn. 1995 Dua warna Mdn, Mobil kaleng2. Mulus luar dalam, lengkap. Velg Cobra. HP. 0812 6424 995
9 CM Rp. 126.000 10 CM Rp. 140.000
TOYOTA Kijang Super Thn. 91 6 Speed. BK Mdn 1 Tangan, mulus sekali. Biru met, AC Central, VR, Tape. Body kaleng2. Hub. 0812 6424 995
MITSUBISHI Kuda GLS, 2001. Silver metalik, AC, Remote, DVD, BR/VR, PS, PW, Mobil sangat mulus, diesel. Hub. 0813 9730 8787
3 unit Engkel Hino Louhan. 1 Unit Th. 2007. Dan 2 Unit Th. 2006. Bak Besi, panjang 8 meter. Harga nego...Hub. 0813 9662 2417
DIJUAL
7 CM 8 CM
HYUNDAI Accent GLS Thn. 2000. Merah metalic. Mobil mulus, HP. 0813 7094 4002 - 0853 6255 5172
Rabu, 6 Februari 2013
TERCECER TERCECER
STUK BK 9417 CL. No. Uji 01013026 a/n. POSO HERIANTO ANAT AMPUN. Alamat Jl. Raya Menteng No. 289 Medan. Mobil truk Mitsubishi
TERCECER STUK BK 8429 BY. No. Uji Mdn 26717-B. A/n. Kopkar Walet Kadatel. Merk Suzuki. TERCECER Surat Pengundian Cabut Nomot Stand No. 106 An. Dewani S/Alan Rieker Di Pasar Sentosa Baru Medan. TERCECER
1 Buah Kwitansi Jual Beli Sebidang Tanah di Jl. Dorowati Gg. Wongso No. 54 Kel. Sidorame Barat Kec. Medan Timur. Tahun 1973. Dari Sdr. M. Hutapea Kepada Sdr. AD Hutagalung. Dengan ukuran 3x19M. Tercecer antara Jl. HM. Said/Pelita-I. Hubungi: SABRIAN HUTAGALUNG. No. HP. 0821 6699 7727
TERCECER SURAT TANAH
Surat Perjanjian penyerahan Tanah Garapan A/n. Amat Karo-karo Kaca Ribu di Jl. Abadi, Tj. Rejo, Medan Sunggal. Tercecer disekitar Jl. Setia Budi. Bagi yg menemukan hubungi: Tumangger Ginting Jl. Abadi Gg. Cipto No. 35H Tanjung Rejo HP: 0812 6528 7151
BURSA
PROPERTY
Informasi Pembaca Bursa Property
G R : Garasi LB KM : Kamar Mandi LT KP : Kamar Pembantu RM KT : Kamar Tidur RT SHM: Sertifikat Hak Milik
: Luas Bangunan : Luas Tanah : Ruang Makan : Ruang Tamu
RUMAH Permanen Bertingkat Dijual/ B.U Uk. 11x18m, KT 3, KM 2, Keramik, SHM, Rumah Cantik, Rp. 295 Jt/nego Hub. 0813 6213 9613 - 0813 9642 3289
RUMAH DIJUAL/ B.U
Permanen Bertingkat 11x18m, 3 KT, 2 KM, SHM, PAM, Keramik, didekat Denai Ujung Psr. 5 Tembung, Rp. 295 Jt/nego Hub. 081362139613 - 081396423289 RUKO GANDENG 5 PINTU FULL KERAMIK, SHM, JALAN BESAR FLAMBOYAN RAYA NO. 211 DEKAT PAJAK MELATI HUB. 0821 6880 1111 - 0856 616 1111
RUKO MURAH Jln. Durung 114 A. Strategis. Hubungi: 0812 6000 2815
RUMAH DIJUAL CEPAT
TANAH TANAH DIJUAL UK. 7,5 x 29 MTR DI PONDOK SURYA (DKT JL. KARYA SEI AGUL & RSU SUFINA AZIS) HUB : 082166033261 / 085270360066 DIJUAL TANAH DARAT SHM DI PONDOK SURYA BLOK VII (DKT JL. KARYA SEI AGUL) UK. 6,2 x 14 MTR Rp. 110 JUTA. HUB : 082166033261 / 081396279192
TANAH DAN RUMAH 2 PINTU Ukuran 20x15m, Alamat Jl. Limau Manis Gg. Pisang Hub. 0821 63888 484 - (061) 785 0711
TANAH DIJUAL/ B.U
Uk. 35x34,5 di Tj. Mulia masuk Jl. Perwira/ Singa, blk Ktr Lurah Berminat Hub. 0813 7080 9077 - 0812 6097 457
TANAH DIJUAL
Lingkungan Muslim, LT. 9x19 (171m) LB. 136m, SHM, KT 3, KM 2 Jl. Eka Rasmi, Perum. Famili Asri Blok B4, Johor (Semi Cluster) Hub. 0812 6581 4900, Maaf TP/ Agent
Uk. 11x26m, Jl. Pembinaan/ Pelaksanaan Sudut Gg. Sejahtera II Bandar Setia P. Sei Tuan Strategis Cocok untuk Lokasi usaha hub. 0813 6169 6963
RUMAH DIJUAL
TANAH TAMBAK DIJUAL
SHM, Uk. 12x25m, KT 4, KM 3, RT, RD, AS, Garasi + Carpoot, Plafon Gypsum, Jl. Suka Senang No. 7 (STM Ujung) Medan Johor Hub. 0813 6164 7950, Hrg 1,5 M/nego
RUMAH DIJUAL
Rumah dgn Luas Tanah 462m², SHM, dekat RS. Pirngadi/ Blk Jati Residence Hub. 0878 7723 0876 - 0853 1175 0155
DIJUAL CEPAT HARGA MURAH
1 Unit Ruko di Hok Simpang Jalan A. Yani dan TM. Bahrum, 4 Ruko Jl. TM. Bahrum - Langsa Hub. 0852 7333 2592
UKURAN 9,5 HA DAERAH PERCUT SEI TUAN HUBUNGI: (061) 7509 2645
Sumatera Utara
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
B5
Petani Sedikit Lega Harga TBS Mulai Membaik SIMALUNGUN (Waspada): Setelah sempat anjlok hingga ke harga terendah Rp850 per kilogram, kini petani di Simalungun sedikit merasa lega setelah harga jual Tandan Buah Segar (TBS) mereka mulai membaik menjadi Rp1.050 per kg. Petani masih terus berharap harga TBS atau kelapa sawit mereka dapat terus bergerak naik untuk mengimbangi harga-harga bahan pokok yang saat ini cenderung naik. “Walau belum sesuai dengan yang diharapkan, namun kenaikan harga kelapa sawit saat ini telah membuat perasaan kami petani sedikit lega. Setelah dalam enam bulan terakhir, terhitung habis lebaran tahun lalu harga jual kelapa sawit kami anjlok hingga tinggal Rp850 per kg,” ujar Putra Sinaga warga Bandar Huluan. Dijelaskannya, kini harga penjulan kelapa sawit petani kepada agen pengumpul mengalami kenaikan menjadi Rp1.050 per kg. Peningkatan harga ini diakui membuat perasaan petani mulai lega dan mereka benar-benar sangat mengharapkan harga tersebut terus bergerak naik. “Selama enam bulan terakhir petani sawit
sepertinya mendapat ujian yang berat, di mana dalam tempo enam bulan tersebut harga TBS anjlok cukup tajam, dari sebelumnya Rp1.400 per kg menjadi Rp850 bahkan sempat Rp700 per kg,” terang Sinaga. Pengakuan yang sama juga diutarakan Saragih, petani juga warga Bandar Huluan. Menurutnya, bila dibanding dengan harga kebutuhan rumah tangga, harga kelapa sawit ini setidaknya harus mencapai Rp3.000 s/d Rp4.000 per kg. “Kami mengharapkan harga kelapa sawit bisa tembus mencapai Rp3.000 sampai Rp4.000 per kg, sehingga benar-benar sesuai dengan kenaikan harga pupuk dan obat-obatan serta harga bahan pokok sehari-hari yang juga cenderung naik terus,” harap Saragih. Kenaikan harga kelapa sawit ini juga tidak hanya menguntungkan petani saja. Tetapi, kalangan buruh tani seperti tukang buah (dodos) juga ikut menikmatinya. “Paling tidak upah buah bisa bertambah dan yang paling penting lagi pinjaman bertambah lancar,” beber seorang pendodos yang enggan disebutkan namanya. (a29)
DPRD Himbau Pengurusan KTP Jangan Dipersulit Waspada/Edoard Sinaga
MOBIL anggota DPRD Kota Pematangsiantar Ir. Thomas Hardi Nababan dihadang pengunjukrasa ketika hendak keluar dari lokasi gedung DPRD.
PKL Gelar Dagangan Di Pelataran Parkir DPRD PEMATANGSIANTAR (Waspada): Para pedagang kaki lima (PKL) yang selama ini berdagang makanan dan minuman pada malam hari di sekitar Jalan Sutomo, lapangan H. Adam Malik serta Jl. Sudirman, yang menolak direlokasi Pemko ke pelataran stasiun kereta api, berunjukrasa ke gedung DPRD Kota Pematangsiantar, Selasa (5/2). Akibat belum hadirnya pimpinan DPRD, mereka memutuskan berdagang di pelataran parkir DPRD.
Sekitar 200-an massa, terdiri dari PKL yang menyebut diri mereka pedagang SAS (Sutomo, Adam Malik dan Sudirman),
para mahasiswa dari USI, FKIP UHN dan Unimed serta elemen masyarakat lain, dengan membawa spanduk dan poster yang menyatakan menolak relokasi. Mereka mendatangi gedung DPRD dan mendesak agar DPRD memfasilitasi rapat dengar pendapat denganWali Kota Hulman Sitorus, SE. Sesudah berteriak-teriak selama dua jam dan meminta anggota DPRD datang menemui mereka, akhirnya anggota DPRD terdiri Ir. Saut H Siman-
juntak, M. Rivai Siregar, SE, Tumpal H Sitorus, S.Pd, EB. Manurung, SH dan Gundian datang menemui para pengunjukrasa. Rocky Marbun dan Koordinator SAS Jandi Nadeak yang dihubungi menyatakan, para pedagang tetap berdagang di pelataran parkir gedung DPRD dan akan memasukkan gerobak dagangan ke pelataran parkir itu mulai pukul 17:00. “Akan berdagang di lokasi parkir DPRD, karena DPRD masih menunggu
pimpinan mereka. Kalau Satpol PP datang mengusir, kami siap menghadapi.” Anggota DPRD Rudi Wu yang dihubungi mengimbau para pedagang yang menolak relokasi itu agar mau berdagang di tempat relokasi. “Sambil berdagang, Pemko akan kami desak untuk melengkapi fasilitas, sarana dan prasarana. Kami sangat yakin, Pemko akan memenuhi segala fasilitas, sarana dan prasarana”, ucapnya. (a30)
KABANJAHE (Waspada): Ketua Komisi C DPRD Karo, Horison Sitepu mengimbau setiap kepala desa untuk tidak mempersulit pengurusan KTP ke masyarakat, apalagi mengeluarkan kebijakan yang tidak memiliki dasar. “Ada sejumlah pengaduan yang kami terima dar i masyarakat tentang mekanisme pengurusan KTP yang dilakukan atas kebijakan pribadi kepala desa,” ujar Politisi PAN ini kepada Waspada di Kabanjahe, Selasa (5/2). Dikatakannya, salah satu pengaduan yang diterimanya di mana sejumlah desa mewajibkan warganya untuk kembali mengurus KTP jika identitas pengenal tersebut hilang atau habis masa berlakunya. Padahal, hal ini tidak seha-
rusnya diberlakukan karena saat ini pemerintah tengah mencanangkan program kartu tanda penduduk elektronik (e-KTP). “Tidak ada kewajiban sama sekali untuk mengurus KTP lama, apabila warga tersebut sudah mendaftar dan berhak mendapatkan e-KTP serta hanya tinggal menunggu keluarnya e-KTP tersebut,” katanya. Saat proses menunggu e-KTP dikeluarkan, imbuhnya, kepala desa cukup mengeluarkan surat keterangan bahwa seseorang tersebut berdomisili di desa atau tempat itu. Tidak perlu membuat KTP kembali. “Untuk itu, saya mengimbau kepala desa untuk tidak mempersulit masyarakat,” tukasnya. (a36)
Pemkab Simalungun Diminta Proporsional SIMALUNGUN (Waspada): Ketua DPRD Simalungun, Binton Tindaon, SPd meminta Pemkab Simalungun mengedepankan azas proporsional dalam hal penempatan atau mutasi staf/pegawai ke kantor SKPD (Satuan Kerja Perangkat Daerah) maupun ke kantor camat di jajaran Pemkab Simalungun. Binton Tindaon mengatakan hal itu menjawab Waspada di ruang kerjanya, Senin (4/ 2). Ketua para wakil rakyat itu mengakui kalau dirinya tidak mengetahui bahwa bakal ada pegawai (staf) di Sekretariat Kantor Bupati maupun di SKPD akan dimutasi atau dipindahkan ke kantor kecamatan se Kab. Simalungun. “Soal isu ribuan staf atau pegawai Pemkab ke kecama-
tan, saya belum tau, karena memang tidak harus tau. Itu adalah kewenangan dan kebijakan bupati,” tukas Tindaon, seraya menambahkan mutasi adalah merupakan hak dan wewenang bupati. Menurut dia, pihaknya mendukung kebijakan bupati tentang mutasi pegawai ke kecamatan. Hal ini juga untuk menghindarkan bertumpuknya pegawai di kantor-kantor SKPD, seperti yang selama ini terjadi. Sementara, Kepala BKD Simalungun, John Sabiden Purba membenarkan bakal ada mutasi besar-besaran di kalangan staf/pegawai di jajaran Pemkab Simalungun. “Tidak sampai ribuan, hanya berkisar 500-an saja yang dimutasi,” terang Purba singkat. (a29)
PDAM Tirta Nciho Berlakukan Kenaikan Tarif Air Bersih SIDIKALANG (Waspada): Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Nciho Kab. Dairi berlakukan kenaikan tarif dasar air minum. Kenaikan tarif ini dijelaskan Direktur Utama PDAM Tirta Nciho Dairi Ir. Rafael Ginting kepada Waspada Selasa,(5/2) di ruang kerjanya Kenaikan tarif yang diberlakukan adalah mengingat sudah 20 belum pernah dievaluasi dan itupun belum memenuhi standar tarif air minum secara Nasional. Hal ini dievaluasi, lanjut Ginting, disebabkan beberapa hal di antaranya, banyaknya perbaikan pipa jaringan sekunder, primer di Kota Sidikalang. Dan kenaikan tarif tersebut jangan hanya dilihat dari persentasenya saja, tapi juga
memperhatikan upah minimum regional (UMR) bagi pegawai PDAM. Dikatakanya, PDAM Dairi Tahun 2013 mendapat dana pembangunan sarana prasarana air minum di Kec. Sitinjo, Siempat Nempu Hulu dan Kec. Berampu dengan sumber dana Pusat dari Satker sistim pelayanan air minum (SPAM) strategis di Ditjen Cipta Karya dengan anggaran mencapai Rp20 miliar. Ketika disinggung banyaknya pelanggan yang komplain atas kenaikan tarif dasar air, Ginting menanggapinya dengan wajar, “Wajar masyarakat mengatakan seperti itu. Namun, setelah mendapat penjelasan dari pihak PDAM, akhirnya mereka menerima,” katanya.(ckm)
Musrenbang Siantar Marihat PEMATANGSIANTAR (Waspada): Wali Kota Pematangsiantar Hulman Sitorus, SE menjelaskan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tingkat kecamatan merupakan bahan masukan dalam penyusunan rancangan rencana kerja SKPD yang akhirnya menjadi rencana kegiatan yang dituangkan dalam rencana kerja pembangunan daerah (RKPD) kota tahun 2014. Wali Kota didampingi Wakil Wali Kota Drs.Koni Ismail Siregar serta dihadiri forum SKPD, Muspika, Ketua TP PKK kecamatan, para lurah, tokoh masyarakat, LPM dan Karang Taruna, menjelaskan itu saat membuka Musrenbang tingkat Kec. Siantar Marihat di aula kantor Lurah Sukamaju, Senin (4/2). Menurut Wali Kota, hasil pembahasan kelompok akan diintegrasikan dalam sidang pleno rumusan hasil Musrenbang kecamatan. Dan melalui mekanisme seperti itu, diharapkan hasil yang optimal serta kesepakatan kegiatan prioritas pembangunan yang sinergis dan
selaras dengan prioritas pembangunan daerah. Camat Siantar Marihat, Mangapul Sitanggang menjelaskan, tujuan Musrenbang sangat penting guna mendorong partisipasi masyarakat di Siantar Marihat dalam menyusun perencanaan pembangunan tahunan di tingkat kecamatan, dan untuk melakukan klasifikasi atas prioritas kegiatan pembangunan kecamatan. Kepala Bappeda Herowhin TF Sinaga, AP, MSi dalam pemaparannya menjelaskan, pembangunan daerah merupakan pemanfaatan sumber daya yang dimiliki untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat yang nyata Ketua Panpel Musrenbang Sekcam Alwi A Lumbangaol, SSTP dalam laporannya menyebutkan, peserta Musrenbang di Siantar Marihat terdiri para lurah, delegasi perwakilan dari kelurahan, camat dan aparatur kecamatan dan dihadiri kepala Puskesmas, kepala sekolah, Karang Taruna, fasilitator kelurahan (Faskel), PNPM, pimpinan SKPD terkait, ketua TP PKK kecamatan. (a30)
Kader PKS Mundur Dari DPRD Asahan KISARAN (Waspada): Kader Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kemaldin mundur dari jabatan DPRD Asahan, dengan alasan pribadi untuk mengembangkan usaha keluarga. Hal itu diungkapkan Ketua Fraksi Nurani Keadilan DPRD Asahan Syamsul Qodri, yang juga pengurus DPD PKS, dikonfirmasi Waspada, Senin (4/2). Menurutnya pengunduran Kemaldin, karena masalah pribadi dan untuk meneruskan usaha keluarga, sehingga langkah itu dilakukannya demi kebaikan bersama. “Surat pengunduran dirinya telah diberikan sejak November 2012 lalu, dan hal ini tidak ada kaitannya dengan masalah PKS saat sekarang ini,” jelas Syamsul. Oleh sebab itu, dalam penyusunan caleg pada pemilu yang akan datang, Kemaldin tidak dicantumkan. Disinggung dengan pengurusan di partai, Syamsul mengatakan, Kamaldin masih terdaftar.
Sementara, Ketua DPD PKS Kab. Asahan Ahmad Kosim Marpaung, dikonfirmasi Waspada, Selasa (5/2) menjelaskan, telah mendengar secara lisan pengunduran kadernya di kancah politik di Asahan, sedangkan untuk suratnya belum diajukan. “Secara lisan pengunduran Kemaldin telah saya dengar, dengan alasan meneruskan usaha keluarga, namun secara administrasi belum diterimanya,” jelas Kosim. Berdasarkan informasi dihimpun Waspada, Kemaldin diisukan pindahkan partai, dan pilihannya banyak digunjingkan adalah Partai Hanura. Namun, isu itu belum bisa dibenarkan, karena Ketua Partai Hanura Kab. Asahan Warisno, dikonfirmasi Waspada, belum bisa memastikan hal itu. Dia laha minta menghubungi orang terkait (Kemaldin-red) untuk kebenarannya. “Kita belum bisa pastikan itu, tanya aja yang bersangkutan langsung,” jelas Warisno. (a15)
Opini
B6
PR Gubernur Terpilih
TAJUK RENCANA
Ketegasaan Dan Ketulusan Menyejukkan Umat Islam
S
atu kata ‘’Alhamdulillah’’, setelah dirubuhkan sembilan tahun dan terus-menerus menuai konflik antara umat Islam dengan pihak pengusaha (developer) akhirnya dicapai kata sepakat: Masjid Raudhatul Islam dibangun kembali di tempat semua dengan luas sesuai sertifikat wakaf yang dimiliki pengurus masjid. Pembangunan kembali masjid tersebut sekaligus mengakhiri pertikaian antara umat Islam dengan pihak PT Jatimasindo. Artinya, tidak akan ada lagi unjuk rasa yang merugikan pihak pengusaha dan mengganggu stabilitas keamanan. Tidak ada lagi upaya memecah belah elemen umat Islam, dengan OKP dan paguyuban persilatan dll. Itulah berkah dari pertemuan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah Kota Medan terdiri dari Walikota Medan Rahudman Harahap, Kapolresta Medan Kombes Pol Monang Situmorang, Dandim 0201/BS Letkol Inf Hendriyadi dan Ketua DPRD Medan H Amiruddin, Ketua MUI Kota Medan Prof M. Hatta, Forum Alinasi Umat Islam, dan perwakilan dari PT Jatimasindo. Putusannya, disepakati membangun kembali Masjid Raudhatul Islam di Jalan Putri Hijau Gang Peringatan Kelurahan Silalas, Kecamatan Medan Barat. Tindak lanjut pertemuan, segera Dinas Perumahan dan Permukiman (Perkim) Kota Medan melakukan pengukuran, Selasa (5/2). Selanjutnya, Kamis (7/2), dilakukan peletakan batu pertama untuk dimulainya pembangunan Masjid Intisari: Raudhatul Islam di tempat semula dengan luas sesuai dengan sertifikat. Dana Salut buat perjuangan pembangunannya berasal dari pihak PT Jatimasindo sebagian, tentunya mereka yang membela, Pemko Medan ikut membangun serta berjuang demi harkat umat Islam yang ingin beramal di sana guna memakmurkan masjid. dan martabat masjid dari Masalah pembangunan Masjid penggusuran Raudhatul Islam dijamin bisa selesai jika umat Islam punya kepedulian, khususnya Ormas dan Parpol Islam. Apalagi keberadaan masjid ini nyaris punah, hilang, dijadikan pembangunan perumahan komersial. Kita mendukung sepenuhnya rencana masjid dibangun dua tingkat. Kalau mungkin jauh lebih besar. Peranan Walikota Medan sangat signifikan dalam penyelesaian konflik Masjid Raudhatul Islam ini. Ada ketegasan dan kepedulian dari Walikota dan hal itulah yang membuat cepatnya putusan pembangunan masjid kembali di lokasi sengketa. TentunyaWalikota tidak sendiri, ada pihak-pihak terkait lainnya, terutama kerelaan, ketulusan, dan sikap mengedepankan kepentingan umum dan menjauhi konflik SARA dari pihak pengusaha properti. Jika pengusaha tetap ngotot pastilah permasalahannya panjang, menempuh jalur hukum lebih lama lagi dan belum tentu selesai karena umat Islam merasa akan semakin terzalimi, tidak bisa menerima masjidnya digusur begitu saja untuk komersial. Konflik berkepanjangan merugikan banyak pihak, termasuk aparat keamanan dan pengusaha. Jadi peletakan batu pertama pembangunan kembali Masjid Raudhatul Islam merupakan jalan keluar tepat, solusi yang jitu diambil oleh semua pihak yang terlibat dalam pertemuan komprehensif. Semoga semuanya berjalan aman dan lancar sampai masjid terbangun nantinya. Tidak ada pihak ketiga dan provokator yang berupaya menghalangi dan menggagalkannya. Jika Pak Wali mengatakan bahwa untuk pembangunan masjid kembali pihaknya menyerahkan kepada Forum Alinasi Umat Islam yang di antaranya diwakili Ketua Forum Umat Islam (FUI) Sumut Sudirman Timsar Zubil, maka hal itu sudah sangat tepat. Sebab, Timsar Zubil dikenal tokoh yang bersih walau hidupnya sederhana. Jika tokoh-tokoh lain bisa dipermainkan pengusaha, terpukau dengan tumpukan uang, mantan narapidana mati itu berdiri kokoh dengan prinsipnya, Islam kaffah, sehingga track recordnya tidak diragukan lagi dalam membela kepentingan umat Islam terlebih mempertahankan masjid-masjid yang digusur pengembang. Soal pembangunannya boleh saja diserahkan kepada pemerintah atau BKM Masjid Raudhatul Islam namun jangan tinggalkan tokoh-tokoh sekelas Timsar Zubil yang tidak bisa dibeli dengan kedekatan pejabat dan proyek. Tujuannya tidak lain agar dalam pembangunan kembali Masjid Raudhatul Islam tidak terjadi penyimpangan. Kasus pembangunan Masjid Al-Ikhlas jangan terulang. Sebab, masjid yang dulunya besar, memiliki halaman parkir luas, setelah dibangun menjadi kecil. Terlalu banyak pengusaha ‘’memakan’’ lahan masjid. Justru itu, kasusnya jangan sampai terulang saat pembangunan Masjid Raudhatul Islam. Perlu ada pengawasan dari orangorang yang jujur dan kaffah menjalankan amanat umat Islam. Tak pelak lagi pembangunan kembalsi Masjid Al-Ikhlas dan Masjid Raudhatul Islam merupakan kemenangan umat Islam. Semula tidak banyak yang yakin kedua masjid itu bisa dibangun kembali karena pihak pengusaha sudah ‘’menguasai’’ berbagai pihak. Tapi, lewat Aliansi Ormas Islam yang masih punya kepedulian terhadap aset yang berasal dari wakaf dan infak, mereka berjuang lewat semua jalur, memakan banyak tenaga, dana dan waktu, bahkan harus berurusan dengan oknum aparat keamanan, preman, dirinya ditahan, akhirnya perjuangan mereka diridhai Allah SWT. Kita hargai perjuangan mereka yang membela harkat dan martabat masjid dari penggusuran. Kita hargai ketegasan semua pihak, terutama Walikota Medan dan ketulusan pihak pengusaha sehingga Masjid Raudhatul Islam kembali dibangun.+
APA KOMENTAR ANDA SMS 081362240523
Faks 061 4510025
Facebook Smswaspada
+6282166791629 Ass.wr.wb.Panasnya dunia, Panas dalam (perbanyak diam dan makan buahbuahan/sayuran) TAK SEPANAS API NERAKA. Panas ini peringatan betapa ADZAB AKHIRAT DI HARI PEMBALASAN BETAPA NGERSE (NGERI SEKALI) SEGERALAH MENGHADAP SANG PENCIPTA KARENA DIALAH SANG PENYELAMAT AKU, KAU DAN KITA SEMUA. Jadilah HAMBANYA YG PATUH DAN SETIA DIMANApun, kapanPUN Dan BAGAIMANAPUN. Mampu DZUHUR....? Mampu ASHAR....? Mampu MAGHRIB...? Mampu ISYA...? MAMPU SHUBUH..? Dll. Wassalam.by: PUN@8@MOGA terdePAN... MENANG SENANG, kalah Tenang.Amin..! +6281376991115 Selamat ulang tahun Waspada, semoga tambah maju dan jaya, jangan bosan menampung aspirasi masyarakat +6281376645990 Segala sesuatu itu di tentukan oleh kualitas hati, sedangkan kualitas hati itu di tentukan oleh pikiran. Pilihlah pemimpin yang bukan memimpin harta. +6282366319854 Kapal Malaysia dibajak perompak di perairan Aceh tapi yang mengherankan polisi kita langsung bereaksi menumpasnya, tapi kalau nelayan tradisional kita yang dirompak malah tutup mata. +6281360073083 Yth. Bapak ketua PLN Sumut. Buat anggotanya yang di daerah padang lawas utara cabang PLN sumut. Tolong di periksa ke rumah-rumah Di Desa Bargottopong jae pencurian Arus listirik dari Meteran kerumah nya. Tolong pak ketua PLN di putus kabel yang mencuri arus PLN itu. Wassalam. +6285277462332 Yth. Bpk. Bupati aceh tenggara sayang pak Islamic Centernya dibangun miliaran rupiah hanya untuk tempat minuman mabuk anak muda luar kampung pada malam minggu, kalau tidak percaya tanya warga sekitar setempat. +6281361307385 Dear waspada ..marak sekali calon gubernur di negeri kita dari kalangan bupati dan wakil yang masih menjabat (incumbent) mereka maju karena nggak ada resiko kalo kalah, tetap menjabat tak ada aturan yang tegas dari Kemendagri mengharuskan mereka mengundurkan diri dulu baru nyalon! wah negeri kongkalikong dan bohong bohongan. Tidak cuma untuk para kepala daerah, tapi Sekda DPR dan DPRD yang mesti ngundurkan diri jika ingin mencalon jadi Gubernur, mereka pasti mendua dalam aktifitasnya nyalon? kemana si fulan..kampanye..pakbup..sosialisasi...pak wabup..kunjungan kedapil..paksekda...ke anu ke ini.pemerintah kita memang ecek ecek menerapkan aturannya dan memanfaatkan kuasanya, namanya. Telunjuknya, apakah pak Mendagri nggak khawatir kalo pemerintahan akan chaos alias vacum kalo ketiga pejabat publik ini serentak mencalonkan diri? +6281361930759 Saat ini orang yang boleh dikatakan, tidak mau peduli dengan masyarakat kelas bawah, berebut untuk mencari Simpatik, agar memilih dia jadi Gubsu atau Wagubsu, mari kita sadari, apa yang telah mereka lakukan, dan mereka berikan untuk Sumatera Utara ini.
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Oleh Dr Drs Ramli Lubis, SH, MM Melihat banyak dan strategisnya perencanaan pembangunan di Sumatera Utara, sudah barang tentu membutuhkan kesungguhan dan kepiawaian dalam mewujudkannya.
P
emilihan Gubernur Sumatera Utara (Pilgubsu) saat ini hendaknya tidak melupakan pekerjaan rumah (PR) besar yang sedang menanti. Maka sudah selayaknya ketika perhelatan Pilgubsu berakhir nanti, fokus publik sudah harus berganti dari persoalan politik kepada persoalan teknis pembangunan. Pekerjaan besar itu adalah sebuah citacita Sumatera Utara modern yang maju. Seperti diketahui, dalam rangka mempercepat pembangunan di Sumut, pemerintah pusat mengepung dengan tujuh proyek utama. Proyek-proyek ini tercakup dalam Masterplan Percepatan dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI). Tujuh dari 21 proyek pendukung MP3EI di Sumut, ialah pembangunan ruas tol Medan-Kualanamu-Tebingtinggi, tol MedanBinjai, pengembangan pelabuhan Belawan, pembangunan Kawasan Industri Sei Mangkei, pembangunan jalan kereta api ke Sei Mangkei, dan pengembangan wilayah Kualatanjung. Proyek-proyek pembangunan ini di luar Bandara Kualanamu yang harus sudah rampung tahun ini. Untuk mendukung realisasi 21 proyek MP3EI di Sumatera Utara, dibutuhkan dana sebesar Rp34,278 triliun. Dana yang akan dikeluarkan untuk proyek mulai tahun 2012 sampai 2016 akan ditanggung pemerintah, Badan Usaha Milik Negara (BUMN), dan swasta. Dalam catatan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Sumut, untuk pembangunan jalan tol Medan-Kualanamu-Tebingtinggi, dengan nilai investasi Rp6,7 triliun yang ditargetkan rampung tahun 2016. Proyek tol Medan-Kuala NamuTebingtinggi ini akan sepenuhnya dibiayai pemerintah. Demikian pula untuk proyek pembangunan rel kereta api Stasiun Araskabu-Kualanamu sepanjang 9 km yang menelan dana Rp2,150 triliun dan ditarget rampung tahun 2013. Sejumlah proyek skala besar lain yang pembiayaannya oleh pemerintah, meliputi perluasan pelabuhan Belawan senilai Rp830 miliar, direncanakan rampung tahun 2014. Ada lagi pembangunan rel kereta api ruas Bandartinggi-Kualatanjung senilai Rp400 miliar (rampung 2013), peningkatan jalan Tebingtinggi-Kisaran-RantauprapatBatas Provinsi Riau sepanjang 326,71 km senilai Rp365 miliar (rampung 2013),
pengembangan jalan akses Kualanamu Tahap II (14 Km) dan Fly Over Tahap I dan II (dua jembatan sepanjang 1 Km) senilai Rp355 miliar (rampung 2014), peningkatan jalan Lima Puluh-Pematangsiantar-Kisaran sepanjang 64,15 Km senilai Rp225 miliar (rampung 2015). Ada lagi pembangunan PLTP Sarulla 1 berkapasitas 110 MW senilai Rp6 triliun (rampung 2015). PLTA Asahan III berkapasitas 174 MW senilai Rp2,880 triliun, pembangunan transmisi listrik di Provsu sebanyak 17 titik dengan nilai Rp2,155 triliun (rampung 2015), dan pengembangan Sector Private di Bandara Kualanamu senilai Rp1,6 triliun (rampung 2012). Di samping itu, sejumlah proyek skala besar lainnya di Sumut yang juga dibiayai BUMN meliputi proyek PLTG Sibayak 3 senilai Rp554 miliar, pembangkit listrik tenaga biomasa sawit (PLTNS) dan bahan baku tebu senilai Rp150 miliar, pembangunan Kawasan Industri Berbasis Oleochemical Sei Mangke senilai Rp4,2 triliun, dan percepatan pengembangan Hidro skala besar 2 x 87 MW, Porsea Sumatera Utara (Asahan 3) seluas 30 Hektar senilai Rp2,610 triliun. Kepada media, Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Sumut, Riadil Akhir Lubis tahun kemarin telah menyatakan bahwa dari total Rp34,278 triliun 21 proyek skala besar di Sumut yang mendukung implementasi MP3EI, hanya satu di antaranya yang dikerjakan kolaborasi pemerintah, BUMN, dan swasta. Yakni proyek pembangunan jalan tol Medan-Binjai senilai Rp1,204 triliun yang ditargetkan rampung tahun 2016. Pemerintah berniat mengalokasikan lebih dari 80% dana pinjaman proyek dan hibah luar negeri untuk pembangunan infrastruktur dan energi agar pertumbuhan dapat didorong lebih maksimal. Selain itu, pemerintah juga merencanakan pembangunan jalan tol Trans Sumatera sepanjang 1.980 kilometer yang membentang dari Aceh hingga Lampung yang tentunya melintasi kawasan Sumatera Utara. Proses pembangunan jalur tol Trans Sumatera, Provinsi Sumut sedang melakukan tahap pematangan. Menurut Seksaprovsu Drs Nurdin Lubis, jalur tol yang diprioritaskan dibangun di Provinsi Sumut merupakan jalur lanjutan yang telah direncanakan, yakni jalur tol dari Medan-Kualanamu-Tanjungmorawa-
Tebingtinggi dengan panjang 60 kilometer yang pembangunannya akan dikerjakan oleh perusahaan BUMN PT Jasa Marga bersama pemerintah daerah. Menurut Ketua Forum Gubernur seSumatera untuk MP3EI, Alex Noordin mengatakan tol Trans Sumatera ini dapat dimulai pada 2013. Dia juga membenarkan bahwa proyek pembangunan 10 ruas jalan tol yang memanjang di lintas timur Sumatera tersebut akan dilaksanakan bersama antara pemerintah daerah per provinsi dan perusahaan BUMN PT Jasa Marga. Artinya pembangunan ini akan dilakukan dengan pendekatan bisnis. Penutup Melihat banyak dan strategisnya perencanaan proyek pembangunan yang sedang dan akan dilaksanakan di Sumatera Utara, sudah barang tentu membutuhkan kesungguhan dan kepiawaian dalam mewujudkannya. Sumatera Utara tidak saja membutuhkan pemimpin yang kuat tetapi juga dukungan yang luas dari semua stakeholders
pembangunan di daerah ini. Pemimpin yang kuat adalah orang yang bisa mengejar realisasi dana pembangunan dari pemerintah pusat tepat pada waktunya dan merealisasikan pembangunan untuk Sumut yang modern tepat pada waktunya pula. Fungsi koordinasi seorang gubernur akan benar-benar mengalami ujian untuk merealisasikan proyek pembangunan tersebut. Karena memang proyek pembangunan yang dirancang adalah pembangunan yang lintas wilayah kabupaten/kota. Keberhasilan mewujudkan rencana pembangunan MP3EI ini juga bisa menjadi indikator keberhasilan gubernur terpilih nantinya. Oleh karenanya, kiranya perlu kembali kita mengingat bahwa kerja besar sudah menunggu, karena itu mari cepat beralih dari fokus politik pada fokus pembangunan pasca terpilihnya Gubernur Sumut yang baru nanti. Sebab memang, politik bukan cuma politik itu saja, tapi politik adalah alat untuk membangun bangsa. Penulis adalah Mantan Wakil Wali Kota Medan.
Program Sumut Sejahtera GusMan Oleh H. Irham Taufik Umri, SH, MAP Perburuan artis untuk direkrut menjadi caleg menunjukkan terjadinya kegagalan kaderisasi di tubuh partai politik
S
etelah melakukan verifikasi terhadap 34 partai politik, Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menetapkan 10 partai politik yang lolos mengikuti pemilihan umum yang akan digelar tahun 2014 yang akan datang. Kesepuluh partai tersebut adalah : Partai Nasional Demokrat (Nasdem), Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Partai Golongan Karya (Golkar), Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Partai Demokrat, Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Persatuan Pembangunan (PPP), serta Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura). Kendatipun 24 partai yang tidak lolos melakukan gugatan kepada Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) terhadap hasil verifikasi itu namun KPU bergeming dan tetap melanjutkan tahapan berikutnya yaitu penentuan nomor yang sudah dilakukan pasca penetapan verifikasi partai politik. Saat ini tahapan pemilu legislatif sudah memasuki masa kampanye yang akan berlangsung selama satu tahun hingga Pebruari 2014. Khusus tata cara kampanye melalui mass media sedang dirumuskan oleh KPU bersama dengan Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) dan Dewan Pers. Terbitnya keputusan KPU yang penting dan strategis dalam menetapkan 10 partai politik lolos verifikasi tentu saja disambut luapan kegembiraan dan kebahagiaan dari partai politik yang bersangkutan. Partai politik tersebut langsung tancap gas bergerak cepat menyusun strategi dengan tujuan akhir meraih kemenangan pada pemilihan umum legislatif 2014. Artinya bagaimana agar kader partai sebanyakbanyaknya dapat duduk di Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Senayan. Salah satu persiapan yang dilakukan adalah proses perekrutan serta penjaringan calon yang akan ditampilkan untuk berkompetisi di arena pemilu legislatif. Selebritis yang merupakan artis film/ sinetron, presenter, komedian (pelawak) merupakan sosok yang paling diburu khususnya oleh partai politik besar seperti Partai Demokrat, PDIP dan Partai Demokrat. Bahkan Partai Amanat Nasional yang paling getol memburu artis untuk diandalkan menjadi caleg dari partai yang berlambangkan matahari terbit itu dengan menggadang-gadang Marisa Haque, Ikang Fauzi, Hengky Kurniawan dan Lucky Hamzah. Sedangkan partai Hanura sedang mengelus artis kondang Krisdayanti dan penyanyi flamboyan Iis Sugianto, Renny Jayusman serta Gusti Randa. Magnet Eksistensi artis bukanlah hal yang baru
dalam blantika perpolitikan nasional maupun di manca negara. Di Amerika Serikat misalnya, sebelum terjun di dunia politik Presiden Ronald Reagan yang terpilih sebagai Presiden periode 1980 – 1988 dan Gubernur California Arnold Schwarzenegger di kenal sebagai artis film sohor Hollywood. Sedangkan di Indonesia pada era orde baru artis penyanyi Rhoma Irama si raja dangdut pernah dikenal sebagai kader penting di Partai Persatuan Pembangunan. Semaraknya artis yang terjun dalam arena politik praktis terjadi setelah bergulirnya reformasi di negeri ini. Kebebasan serta keterbukaan di era demokratisasi membawa implikasi mudahnya akses semua kalangan masyarakat untuk berkiprah dalam politik praktis, tak terkecuali para artis. Apalagi ketika pemilihan umum dilaksanakan secara langsung dengan menggunakan sistem suara terbanyak seperti pada pemilu 2009 dan 2014. Pada pemilu 2009 paling tidak ada 18 caleg dengan latar belakang artis terpilih menjadi anggota DPR. Namun kini jumlahnya berkurang tinggal 15 orang. Seorang diantaranya Angelia Sondakh politisi Partai Demokrat diberhentikan karena tersangkut kasus korupsi. Dua artis lainnya juga dari Partai Demokrat Aji Mas Said, suami Angelia Sondakh telah meninggal dunia dan Theresia EE Pardede (Tere) mengundurkan diri. Dari 15 artis yang mempunyai background artis dan masih berkiprah di komplek Senayan terdapat nama-nama: Nurul Arifin, Tantowi Yahya Tetty Kadi Bawono (Partai Golkar), Ruhut Sitompul, Nurul Qomar,Venna Malinda, Ingrid Maria Palupi Kansil (Partai Demokrat), Rieke Dyah Pitaloka, Dedi S Gumelar (Miing) dari Partai PDIP, Primus Yustitio, Eko Patrio (PAN), Rachel Maryam, Jamal Mirdad (Gerindra) serta Okky Asokawati (PPP). Tidak dapat dipungkiri diusungnya artis menjadi caleg adalah berkat popularitas yang dimilikinya. Artis mendapat keuntungan yang sangat besar dari aspek popularitas yang tidak dapat ditandingi oleh siapapun. Mereka sangat dikenal publik karena kiprahnya senantiasa dapat dilihat langsung melalui tontonan film bioskop serta televisi yang mejadi santapan pemirsa sehari-hari. Popularitas mereka bertambah besar bila surat kabar dan majalah turut mempublikasikan performance termasuk kehidupan privasinya. Ibarat sebuah magnit, serbuk-serbuk besi yang berada didekatnya langsung lengket ke magnit tersebut. Demikian pula figur artis menjadi daya pikat tersendiri bagi publik, sehingga mereka berhasil dengan gemilang menarik meraih kursi legislatif menyisihkan kader yang berasal dari kalangan politisi dan aktifis.
Kualitas Akan tetapi timbul pertanyaan, apakah memang artis yang berkiprah sebagai anggota DPR dapat menjalankan fungsinya memenuhi harapan publik? Berbagai kalangan memandang keberadaan anggota DPR yang berlatar belakang artis dipandang sebelah mata, bahkan lebih ironis diantara mereka mendapat stigma bego dan tak becus menyandang predikat sebagai wakil rakyat. Stigma dan stereotip buruk tersebut didasarkan kepada sepak terjang mereka setelah berkiprah di kompleks Senayan. Kebanyakan dari mereka tidak menunjukkan performa sebagai wakil rakyat yang mempunyai ide maupun gagasan cemerlang dalam menyampaikan pendapat pada forum lembaga terhormat itu. Artinya mereka jauh dari kapasitas dan kualitas sebagai anggota DPR yang seharusnya senantiasa menyuarakan aspirasi masyarakat. Kalau kita telusuri eksistensi anggota DPR berlatar belakang artis selama ini menunjukkan dari 16 orang artis, paling tidak hanya sekitar 5 orang yang sering bersuara didengar serta dilansir media. Kelima angota DPR itu adalah Ruhut Sitompul dan Angelia Sondakh dari fraksi Partai Demokrat, Nurul Arifin yang juga menjabat Wakil Sekjen Partai Golkar, Rieke Diah Pitaloka dan Dedi S Gumelar dari fraksi PDIP. Mereka cukup menonjol dalam rapat-rapat komisi maupun paripurna dan gagasan segar yang dilontarkan sering mendapat tempat dalam pemberitaan mass media. Hal ini menunjukkan selain sebagai artis tenar dalam dunia akting, mereka juga punya track record (rekam jejak) sosial yang baik dan kapasitas untuk menjadi anggota legislatif yang effektif. Kemudian mereka juga memiliki karakter dan kualitas pribadi yang mumpuni. Sebelum terjun ke dunia politik praktis Nurul Arifin adalah aktifis perempuan dalam penanggulangan HIV/AIDS. Sedangkan Rieke Dyah Pitaloka (Oneng) telah lama berjuang sebagai aktifis yang memperjuangkan nasib buruh. Sebaliknya 11 artis yang berlatar belakang artis lainnya, nyaris tak terdengar“suaranya”. Mereka masuk ke Senayan hanya bermodalkan popularitas yang tidak dibarengi kapasitas dan kualitas. Keberadaan mereka sekedar memenuhi kuorum yang tidak dapat mengembangkan dirinya sebagai politisi. Sehingga kiprah mereka menjadi tidak bermakna di lembaga legislatif itu yang sering diplesetkan dengan sebutan tiga D (datang, diam dan duit). Intelektual Perburuan artis untuk direkrut menjadi caleg menunjukkan terjadinya kegagalan kaderisasi di tubuh partai politik. Mekanisme pengkaderan tidak berjalan mulus, sehingga menyulitkan mereka menampilkan kader terbaiknya untuk ditampilkan sebagai caleg dalam pemilihan umum. Tidak mengherankan ketika tiba saatnya masuk dalam tahapan penjaringan caleg, partai politik menjadi
gelagapan sehingga mencari jalan pintas yaitu merekrut artis selebritis yang memiliki tingkat popularitas tinggi. Dengan demikian dalam memburu kemenangan yang dikedepankan adalah aspek popularitas dengan mengindahkan aspek kualitas dan kapasitas. Bukan menafikan rekrutmen artis untuk dijadikan caleg, namun sebelum menjadi caleg artis tersebut sejatinyanya ditempa dulu sebagai kader di partai. Setelah matang baru ia ditampilkan sebagai caleg, sehingga mereka telah melalui proses penggodokan sebagai politikus. Bukan seperti yang terjadi selama ini rekrutmen artis terkesan dadakan. Mereka langsung dicalegkan tanpa melalui proses kaderisasi di partai politik. Ke depan dalam rangka meningkatkan kapasitas dan kualitas parlemen, sudah saatnya partai politik memprioritaskan rekrutmen caleg dari kalangan intelektual dan cendikiawan. Misalnya didasarkan kriteria akademik caleg harus memiliki gelar Doktor maupun Professor dengan mengikuti mekanisme pencalegan yang telah ditetapkan partai politik masing-masing. Akan lebih baik lagi kaum intektual tersebut mempunyai popularitas dan kemampuan mengorganisasi masyarakat. Hal ini perlu dikondisikan agar terjadi balanced (keseimbangan) sumber daya manusia diantara lembaga legislatif dengan lembaga eksekutif. Penulis adalah : Dosen Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiah Al Hikmah Kota Tebingtinggi
Pengumuman Redaksi menerima kiriman karya tulis berupa artikel/opini, surat pembaca. Kirim ke alamat redaksi dengan tujuan‘Redaktur Opini Waspada’ dengan disertai CD atau email: opiniwaspada@yahoo.com. Panjang artikel 5.000-10.000 karakter dengan dilengkapi biodata dan kartu pengenal (KTP) penulis. Naskah yang dikirim adalah karya orisinil, belum/tidak diterbitkan di media manapun. Isi tulisan menjadi tanggung jawab penulis.
SUDUT BATUAH * Tarif KA Medan-KNIA mahal - Udah mahal, kena macat lagi awak! * Gubsu mendatang harus berpengalaman - Asal jangan pengalaman mengolah * Chairuman: Pemuda jangan cengeng - Garang kali nanti dibilang preman! Wak Doel
Opini
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Penjelasan Rektor Universitas Asahan Sehubungan dengan pemberitaan Waspada, 28 Januari 2013, hal. C2 berjudul ‘’Pengangkatan Dekan Dinilai Ridak Cukup Syarat, Status Ijazah 1.800 Alumni UNA Diragukan’’ dapat kami jelaskan sbb: Pengangkatan Dekan Fakultas Pertanian, Dekan Fakultas Teknik, dan dekan Fakultas Ekonomi Universitas Asahan (UNA) yang diangkat dan dilantik Pejabat Rektor (Ir Ansoruddin, MP) yang waktu itu masih berpangkat Asisten Ahli bertentangan dengan surat Koordinator Kopertis Wilayah I No. 068/L1.2.1/SP/2011 perihal hasil monitoring tahun 2011 tanggal 8 April 2011 pada poin 4 disebutkan: Diinstruksikan kepada Pj. Rektor UNA selama masa transisi hingga terpilihnya Rektor UNA definitif agar tidak melakukan tindakan prinsipil seperti pemberhentian dan mengangkat pejabat struktural, memberhentikan/mengganti anggota senat universitas yang masih aktif dengan yang baru. Pemberhentian Dekan Fakultas Pertanian, Teknik, dan Ekonomi dilakukan oleh Rektor UNA (Dr Zuriah Sitorus, MSc) berdasarkan surat Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan kebudayaan No. 5057/E2.2/T/ 2012 perihal pengaduan masyarakat tentang permasalahan UNA tertanggal 26 Juli 2012 yang salah satu permasalahan itu disebutkan pada poin 2 pejabat Rektor Ir Ansoruddin, MP yang saat itu masih berpangkat Asisten Rektor mengangkat Dekan serta Pembantu Dekan, Ketua Program Studi dan sekretarisnya. Seluruh ijazah yang ditandatangani Dekan dan Rektor UNA (Dr Zuriah Sitorus, MSc) adalah sah karena semua program studi di UNA mempunyai izin, sebagian besar sudah terakreditasi dan sebagian lagi sedang proses akreditasi. Diimbau kepada seluruh alumni UNA tidak perlu khawatir dan meragukan keabsahan ijazah UNA. Pengangkatan Ir Anzoruddin, MP sebagai Pejabat Rektor UNA adalah sah sesuai dengan SK Yayasan UNA No. 01/KPTS/YUNA/2011 tentang pemberhentian dengan hormat rektor UNA periode 2007-2011 dan pengangkatan Pejabat Rektor UNA tertanggal 11 Januari 2011. Pada poin ketiga SK tersebut: ‘’Mengangkat Sdr. Ir. Ansoruddin sebagai Pejabat Rektor UNA dengan tugas utama melaksanakan pemilihan Rektor periode 2011/2015. Tetapi pengangkatan dan pelantikan para Dekan yang dilakukan oleh Pejabat Rektor (Ir Ansoruddin, MP) melanggar dan tidak sesuai dengan SK Yayasan UNA No. 01/KPTS/YUNA/2011 dan melanggar Ssurat Koordinator Wilayah I No. 068/L1.2.1/SP/2011. Hasil audiensi Rektor UNA dengan Koordinator Kopertis Wilayah I tentang Pemberhentian Dekan dan Pelaksana Tugas Dekan di ketiga fakultas tersebut akan dibicarakan oleh Penasihat Hukum UNA dan Biro Hukum KopertisWilayah I serta akan dikonsultasikan Rektor UNA dengan Ketua Yayasan UNA. Pemberitaan Waspada pada 31 Januari 2013 hal. B2 berjudul ‘’Soal Kisruh UNA, Pengangkatan Ansoruddin Sah’’ dapat kami jelaskan, tidak ada kekisruhan di UNA dan proses belajar-mengajar termasuk ujian semester ganjil yang sedang dilaksanakan dapat berjalan lancar. Pada kesempatan ini kami tegaskan bahwa ijazah yang dikeluarkan UNA ditandatangani oleh Rektor UNA adalah sah dan tidak ada hubungannya dengan pemberhentian Dekan, serta pengangkatran Pelaksana Tugas Dekan. Dan perlu kami jelaskan wisuda pada 2 dan 3 Mei 2012 dan pada 10 November 2012 telah dilaporkan ke Kopertis Wilayah I dan tidak ada masalah. Demikian penjalasan ini kami sampaikan agar civitas akademika UNA dan alumni UNA serta masyarakat dapat memahaminya. Dr Zuriah Sitorus, MSc Rektor
Buat Kantor Lelang Negara Medan Dan BPN Medan Saya adalah seorang pencari keadilan tentang harta warisan, perkaranya terdaftar di Pengadilan Agama Medan dengan nomor regiater 1390/Pdt.G/2009/ PA.Mdn. Perkara waris malwaris ini dimulai pada bulan Desember 2009, dan saat ini sudah berkekuatan hukum tetap. Isi putusannya adalah bahwa harta warisan berupa tanah/bangunan di Jl. pattimura Gang Baru/Bulan tersebut merupakan harta warisan orang tua kami, dan harus dibagi kepada semua anaknya (10 orang) secara Faraidh. Akan tetapi oleh karena musyawarah tidak tercapai, maka kami memohon kepada Pengadilan Agama Medan, agar terhadap harta warisan itu dilelang saja. Maka semua persyaratan kami penuhi, termasuk tanah tersebut sudah diukur oleh BPN Medan. Oleh karena tanah tersebut belum bersertifikat maka BPN Medan tidak mau mengeluarkan SKPT (Surat Keterangan Pendaftaran Tanah), dan pihak BPN Medan menganjurkan bahwa Kantor Lelang Negara Medan harus berani melelang tanah yang tidak bersertifikat tersebut. Pelaksaan lelang di Pengadilan Agama Medan sudah berlangsung dua kali, pertama pada 2 Agustus 2012, namun gagal, selanjutnya pada 3 Januari 2013 lelang ulang di PA Medan, juga gagal. Padahal persyaratan administrasi sudah dipenuhi termasuk Surat Keterangan Tanah dari Lurah, dan kami buat lagi Surat Keterangan (tentang Tanah) dari Lurah Petisah Hulu, dengan diketahui Camat Medan Baru. Pihak kantor lelang bersikeras harus ada SKPT, padahal BPN Medan tegas-tegas mengatakan tidak akan mengeluarkan SKPT terhadap tanah yang belum bersertifikat. Kami bukannya tidak mau mengurus sertifikat, namun oleh karena tidak tercapai musyawarah untuk membagi warisan sehingga terpaksa melalui lelang. Jika sudah begini, kami bertanya di mana kepastian hukum, dan apa solusi yang harus dilakukan oleh kantor lelang? Padahal di mata hukum tidak ada KEKOSONGAN HUKUM, lantas apakah adil jika seorang ahli waris terus menerus menguasai warisan saudara-saudaranya? Bukankah menurut hukum Islam, warisan orang tua harus dibagi kepada ahli warisnya? Nama dan Alamat ada pada Redaksi
Surat Kepada Anggota DPR RI Yang terhormat kepada Bapak/ Ibu Anggota DPR RI Saya mahasiswa Universitas Darma Agung ingin menanyakan tentang kasuskasus tindak pidana koorporasi di Indonesia. Mengapa kasus-kasus tindak pidana koorporasi di Indonesia sangat jarang dimunculkan di peradilan Indonesia, meskipun sudah ada undang-undang yang mengatur dan dapat dijadikan landasan hukum untuk membebankan kepada pelaku tindak pidana koorporasi di Indonesia. Mengapa pengadilan sampai saat ini enggan untuk mengakui dan mempergunakan peraturan-peraturan yang sudah dapat dibebankan kepada pelaku tindak pidana koorporasi. Hal ini dapat dilihat dari sedikitnya kasuskasus kejahatan koorporasi yang dibawa kepengadilan yang tentu saja berdampak tidak adanya acuan yang dijadikan sebaga presiden bagi pelaku tindak pidana tersebut. Sepertinya kasus-kasus tindak pidana koorporasi di Indoneia dalam Pelanggaran lingkungan hidup berdasarkan UU No. 32 tahun 2009. Sehubungan dengan pertanyaan di atas, apakah jika ada dugaan pelanggaran tindak pidana koorporasi diselesaikan secara tertutup dan yang mungkin diselesaikan secara politis? Apakah mungkin karena para pelaku kejahatan koorporasi sering melibatkan tokoh-tokoh masyarakat dengan status sosial yang tinggi, yang dapat mempengaruhi proses penegakan hukum di Indonesia, dan apa mungkin para penegak hukum di Indonesia mempunyai pengetahuan yang sangat minim untuk melakukan penyidikan dan penyelidikan sehingga enggan untuk menindak lanjuti para pelaku yang diduga melakukan tindak pidana koorporasi di Indonesia. Mohon kepada Bapak/ Ibu Anggota DPR RI dapat memberikan penjelasan sehubungan dengan pertanyaan saya di atas, karena saya sedang mengikuti mata kuliah koorporasi di Universitas Darma Agung Medan, yang membutuhkan kasus-kasus tindak pidana koorporasi yang akan saya jadikan bahan analisis.
Guru Deli Serdang Galau Guru Deli Serdang galau sebab dana sertifikasi tahun 2012 belum juga cair. Namun demikian saya salut buat waspada yang terus menerus memperjuangkan nasib guru, antara lain belum cairnya sertifikasi guru tahun 2012 di Deli Serdang. Berdasarkan data, ada , 3, 2, 1 bulan yang belum cair, namun rata-rat 2 bulan sertifikasi guru Deli Serdang yang belum cair di Deli Serdang tahun 2012, padahal kini sudah masuk tahun 2013 dimana guru menunggu lagi dana sertifikasinya. Persoalan guru di Deli Serdang memang memusingkan sekali buat guru, belum lagi dana intensif dari Gubsu tahun 2011 dan 2012 belum juga jelas kemana larinya, sebab sampai kini guru belum juga mendapatkan dana intensif tersebut. Memang kesejahteraan guru di Deli Serdang sangat memprihatinkan sekali. Melalui surat pembaca di Waspada bebrapa bulan yang lalu saya membacanya sangat menyedihkan sekali. Pemkab Deli Serdang kurang peduli terhadap kesejahteraan guru bertahun-tahun. Lebaran, natal dan tahun baru Pemkab Deli Serdang tidak perduli memberikan paket walau hanya sebiji kurma, memang keterlaluan sekali bila guru diabaikan dalam kesejahteraannya. Bahkan uang sertifikasi guru tahun 2012 yang seharusnya selesai dicairkan tetapi kini belum juga dicairkan. Padahal pusat telah menyalurkan dana sertifikasi guru di setiap kabupaten/Kota seluruh Indonesia tahun 2012. Tapi mengapa sampai kini kok belum juga cair?. Kapan sertifikasi guru Deli Serdang cair?. sebab guru kini pada galau sebab tidak jelas kapan cairnya sertifikasi tersebut. Padahal dana tersebut penting untuk keperluan anak sekolah dan keperluan sehari-hari sebab guru tidak punya uang masuk. Guru Deli Serdang menungggu dan menunggu terus kapan cairnya sertifikasi guru tersebut?. Guru menunggu dan menunggu sampai kiamat sekalipun bahkan di akhirat nantinya. Salah seorang Guru Deli Serdang
B7
Memilih Pemimpin Sumut Oleh Dr Ir Nurdin Tampubolon
Rumusan visi pembangunan Sumut yang paling tepat adalah menjadikan rakyat Sumut sebagai subjek sekaligus objek pembangunan.
S
ejak jaman penjajahan, Provinsi Sumatera Utara termasuk provinsi unggul di luar Jawa, baik dari segi sumberdaya manusia, maupun hasil perkebunan. Sumut pernah mendapat julukan tanah dollar, dengan tembakau Deli yang termasyhur di Eropa. Provinsi ini juga telah menghasilkan kader-kader bangsa yang berperan penting dalam kancah pembangunan nasional. Sebagai bagian yang tak terpisahkan dari Republik Indonesia, Sumut telah terseret arus nasional, yang arah dan cara pembangunannya ternyata salah kaprah; terutama pada era Orde Baru. Sumut yang disebut sebagai miniatur Indonesia, karena keragaman budayanya secara nyata menggambarkan keadaan Indonesia—termasuk dalam pembangunan ekonomi, industri dan sosial budaya. Keunggulan komparatif yang dimiliki Sumut di bidang sumberdaya alam, seharusnya dijadikan modal yang dimanfaatkan untuk kesejahteraan rakyat. Perekonomian seharusnya dibangun berbasis sumberdaya lokal, demi kesejahteraan dan kemandirian rakyat. Tapi dalam kenyataannya, selama puluhan tahun telah salah strategi dan kebijakan dalam pembangunan. Pembangunan yang dijalankan, cenderung melestarikan peta kemiskinan yang menjadikan rakyat sebagai penonton di negeri sendiri. Dalam Garis-garis Besar Haluan Negara (GBHN) 1999-2004 mengamanatkan, pengembangan perekonomian yang berorientasi global sesuai kemajuan teknologi, dengan membangun keunggulan komparatif sebagai Negara agraris dan maritim— sesuai kompetensi dan produk unggulan di setiap daerah, terutama pertanian dalam arti luas. Beruntunglah Sumut bahwa GBHN juga telah mengamanatkan percepatan ekonomi daerah dalam kerangka Otonomi Daerah, sebagai tulang punggung ekonomi nasional, dengan mendayagunakan potensi ekonomi lokal (daerah). Walaupun GBHN telah mengamanatkan hal di atas; ternyata krisis multidimensi nasional, dan kegamangan para birokrat
akan paradigma baru, mengakibatkan lambannya penyesuaian pola pembangunan Sumut—sehingga bercokolnya pola pemikiran Orde Baru hingga saat ini. Peluang Dan Ancaman Keadaan umum Sumut dapat digambarkan dengan analisis dari faktor internal, yaitu kekuatan dan kelemahan. Sedang dari faktor eksternal yaitu peluang dan ancaman . Gambaran umum ini dikemukakan agar diperoleh kesamaan persepsi mengenai penanganannya. Kekuatan yang dimiliki akan dimanfaatkan sebagai modal, dan ditingkatkan untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat. Kelemahan akan ditanggulangi untuk mencegah kerugian. Peluang disongsong dan diarahkan agar menjadi kenyataan yang menguntungkan. Sedangkan ancaman akan diantisipasi agar dampaknya minimal. Secara Umum, sumberdaya manusia Sumut berbakat pemikiran dan pekerja keras. Tingkat pendidikan secara nasional dengan rata-rata pasangan keluarga telah melek huruf dan sadar keluarga berencana. Faktor bakat dan tingkat pendidikan rakyat Sumut yang relatif baik menjadi modal dasar yang membuat banyak perantau dari Sumut sukses di luar Sumut. Baik sebagai pengusaha, politisi, birokrat, maupun sebagai profesional. Bahasa dan dialek Sumut pun cukup dikenal karena bahasa etnis lokal masih aktual dipakai dalam pergaulan. Demikian juga kesenian etnis lokal, terkenal di dalam dan di luar provinsi, karena kesenian rakyat Sumut bernilai tinggi dan menjadi kebanggaan. Kerukunan antar etnis maupun antar umat beragama yang baik telah terbukti tidak dapat dimanfaatkan para provokator menjadikan Sumut sebagai Ambon ketiga. Apalagi tingginya tingkat pendidikan, dan aktifnya para tokoh masyarakat menjalin komunikasi. Sumut cukup kaya dengan sumberdaya alam. Banyak perkebunan besar berada di daerah ini, yang menghasilkan komoditi Kelapa Sawit, Teh, Tembakau, Karet dan Coklat. Sumberdaya alamnya, juga masih
banyak yang potensil untuk dieksplorasi atau dieksploitasi, termasuk panas bumi, bahan baku semen, tenaga surya, sarang burung walet dan keindahan alam pariwisata. Sarana dan prasarana ekonomi dan industri sudah banyak yang tersedia, bahkan merupakan infrastruktur terbaik di luar Jawa-Bali. Infrastruktur berupa pelabuhan udara (Polonia), yang dalam waktu dekat akan dipindahkan ke Kualanamu, pelabuhan laut (Belawan) telah berfungsi sebagai pintu gerbang Indonesia di bagian Barat Indonesia, yang kesemuanya memperkuat posisi strategis Sumut. Arus urbanisasi, perpindahan penduduk dari desa ke kota, masih tinggi sehingga sumberdaya manusia potensial telah langka di pedesaan. Arus perantauan ke luar provinsi juga masih tinggi, ditunjang pesatnya pembangunan di provinsi tetangga (Riau dan Batam). Tingkat kerukunan antar etnis dan antar umat beragama masih mengandung potensi yang bisa merusak rasa damai di kalangan rakyat Sumut. Di pihak lain, hubungan penduduk “pribumi” dan “nonpribumi” masih mengandung sentimen yang bersifat negatif, terutama dalam hal ekonomi yang masih senjang. Setelah era Otonomi Daerah, terdapat kecenderungan munculnya raja-raja kecil di birokrasi kabupaten dan kota. Sistem peradilan dirasakan masih jauh dari citacita reformasi, sehingga masyarakat kurang percaya, dan akhirnya masyarakat cenderung melakukan penghakiman sendiri. Kondisi ini diperparah masih jauhnya rasa aman di kalangan masyarakat. Visi Dengan melihat keadaan Sumut, sebagaimana diuraikan di atas, baik aspek kekuatan, kelemahan, peluang maupun ancaman, maka pemerintah Provinsi Sumut dapat merumuskan visinya. Perlu dikemukakan di sini bahwa yang dimaksud dengan visi adalah gambaran terfokus mengenai arah cita-cita masa depan Sumut yang pada awalnya dicanangkan pimpinan puncak untuk selanjutnya dilaksanakan seluruh jajaran organisasi. Rumusan visi pembangunan Sumut yang paling tepat adalah menjadikan rakyat Sumut sebagai subjek sekaligus objek pembangunan. Visi ini bersumber dari Proklamasi, Pancasila, dan GBHN. UUD’45 mengamanatkan bahwa sistem perekonomian yang harus dibangun di Indonesia
adalah sistem demokrasi ekonomi, yaitu ‘ Dari Rakyat , Oleh Rakyat dan Untuk Rakyat. Dari rakyat artinya, ekonomi dibangun dengan memakai sumberdaya yang ada pada rakyat, yaitu sumber daya yang dimiliki atau dikuasai oleh rakyat (banyak). Rakyat Sumut telah turun temurun memiliki lahan pertanian dan hutan. Karenanya, ekonomi yang harus dibangun adalah ekonomi yang berbasis sumberdaya Sumut, yaitu ekonomi yang bebasis pertanian (agroindustri) dalam arti luas. Oleh rakyat berarti, pelaku ekonomi atau aktor utama pembangunan ekonomi adalah rakyat Sumut. Adalah keliru besar bila dalam pembangunan ekonominya, rakyat Sumut tidak berdaya di negerinya sendiri, walaupun mungkin sangat berdaya di negeri orang lain. Konsep pembangunan Dari , Oleh dan Untuk Rakyat ini sejalan dengan prinsip ‘ Menjadi Tuan di Negeri Sendiri’ dan dapat menjamin rasa aman rakyat. Apa lagi konsep menjadi tuan di negeri sendiri sudah berakar kuat dalam budaya rakyat Sumut, karena memang berasal dari pesan para leluhur kita. Konsep inilah yang mendasari cita-cita kemerdekaan, dimana kita tidak rela dijajah bangsa asing, walaupun penjajah lebih unggul. Kita memiliki harga diri, percaya pada bangsa sendiri. Karenanya, kita harus berpikir, bersikap dan berperilaku tuan, bukan berpikir, bersikap dan berperilaku bangsa penjajah. Untuk menjadi tuan, tentulah ada syaratnya seperti; bersikap mandiri, berkecukupan; bermutu atau berperilaku baik/mulia, dan percaya pada diri sendiri. Menjadi tuan tidak dapat secara otomatis, tapi mengalami proses bertahap. Momen Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Sumut pada 7 Maret 2013 dapat dijadikan titik balik menuju arah dan kebijakan pembangunan yang baik dan benar. Rakyat Sumut, sebagai pemilik kedaulatan yang berhak memilih pemimpinnya secara langsung dan demokratis—ditantang untuk menentukan pilihannya—apakah mementingkan individu atau golongan, atau mementingkan kemakmuran. Rakyat Sumut pemilik suara, dituntut untuk memilih Gubernur dan Wakil Gubernur yang visinya menjadikan rakyat tuan di negeri sendiri. Penulis adalah Anggota MPR/DPR RI Dari Daerah Pemilihan Sumut 1.
Partai Politik Dan Caleg Oleh Anang Anas Azhar
Kriteria Caleg bermasalah adalah politisi yang terindikasi tindak pidana korupsi, yang malas menghadiri sidang, serta tidak memperjuangkan aspiras di konsituennya.
H
ingar-bingar politik sepanjang tahun 2013 ini mulai terasa— ditandai iklan di media cetak dan elektronik. Pasca Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengumumkan 10 partai politik yang ikut Pemilu 2014, suhu politik di negara ini mulai memanas. Kesepuluh partai politik yang lolos itu, mulai bersosialisasi nomor urut partai, dan mempersiapkan proses penjaringan calon legislatif sebelum menghadapi Pemilu 2014. Penonjolan warna partai politik pun menjadi jargon utama sepanjang 2013 ini. Tahun politik ini akan dijadikan pertarungan elit partai dan rekrutmen calon legislatif yang dipersiapkan pada Pemilu 2014 nanti. Eskalalasi politik 2013, ternyata sudah di depan mata dan partai politik menjadi rujukan sebagai alat menguasai pentas demokrasi pada Pemilu 2014. Lolosnya 10 partai politik peserta Pemilu, yakni Partai Nasdem, Partai Golkar, Partai Demokrat, PDI Perjuangan, PKS, PAN, PPP, PKB, Gerindra dan Partai Hanura, mengubah eskalasi perpolitikan secara nasional. Sebanyak 24 partai politik yang belum beruntung dan tidak memenuhi syarat UU Pemilu, dipastikan akan bergabung dengan 10 partai politik tersebut. Fakta politik ini, mengharuskan elit partai yang ada di pusat sampai di daerah, bekerja maksimal. Bahkan, kutu loncat pun bakal bermunculan. Sikap-sikap politik sesaat diprediksi akan datang, khususnya menjelang proses pencalegan yang ditampung dari 10 partai politik itu. Partai Dan Caleg Kebesaran partai tak terlepas dari figur calon legislatif. Sebaliknya, kebesaran calon legislatif juga tak terlepas dari kebesaran partai. Keduanya, memiliki hubungan kausalitas politik, karena satu dengan lainnya tidak dapat dipisahkan. Partai politik akan dipilih
rakyat, jika ada kesesuaian antara visi dan misi yang diinginkan rakyat sebagai pemilih dalam Pemilu. Memasuki Pemilu 2014 ini, seluruh partai politik terus menggodok nama-nama yang diajukan untuk maju sebagai calon anggota legislatif. Fakta yang kita temukan di lapangan, partai politik menyatakan kesiapsediaannya membuka daftar Caleg sementara, dan berharap mendapatkan masukan dari publik, termasuk catatancatatan negatif dari publik untuk memperoleh calon yang berkualitas. Pendaftaran Caleg menjelang Pemilu 2014 ini, harus diakui sangat rentan dengan masalah. Sebab, Caleg yang mencalonkan diri dipastikan ada yang memiliki track record bermasalah. Lantas, apa saja yang menjadi kriteria Caleg bermasalah? Sehingga Caleg yang mencalonkan diri tertolak di masyarakat. Berdasarkan UU Nomor 8 tahun 2012, tentang Pemilu, Anggota DPR, DPD dan DPRD (Pasal 51 ayat 1 Huruf 9), seorang yang dinyatakan Caleg bermasalah adalah yang pernah dijatuhi pidana penjara, karena melakukan tindak pidana yang diancam pidana lima tahun penjara atau lebih. Pernyataan UU terkait Caleg bermasalah ini, tentunya tidak bisa ditawar. Caleg bermasalah di negara ini, khususnya DPR RI, DPRD Provinsi dan DPRD Kabupaten/ Kota jumlahnya sangat banyak. Bahkan, sebagian
mereka masih menjabat legislatif di daerahnya masing-masing. Koodinator Forum Masyarakat Peduli Parlemen Indonesia, Sebastian Salang, menyebutkan, kriteria Caleg bermasalah itu salah satunya adalah politisi yang terindikasi tindak pidana korupsi, yang malas menghadiri sidang, serta mereka yang tidak memperjuangkan aspiras di konsituennya. Fakta-fakta politik seperti ini, seharusnya menjadi bahan kongkrit di internal partai politik dalam menentukan dan menetapkan Caleg pada Pemilu 2014 mendatang. Hal lain yang menjadi perhatian secara khusus oleh elit partai politik, dalam menentukan Caleg adalah persoalan moral dan penyalahgunaan wewenang. Indikasi pelanggaran moral, ternyata banyak dipertontonkan para Caleg kita. Nah, kondisi ini nyata-nyata akan memperburuk kaderisasi Caleg di internal partai politik. Suasana ini juga, menjadi penyakit sosial yang terjadi di partai politik. Fenomena Caleg bermasalah ini, setidaknya harus menjadi perhatian yang selektif dalam menggambarkan masa depan partai politik, jika di kemudian hari Caleg yang berjuang ini dipilih rakyat dan menjadi wakil rakyat dari partai politik. Peran Akademisi Program kerja sebuah partai politik sangat dibutuhkan. Peranan partai politik untuk mengubah demokrasi bangsa ini begitu besar. Karenanya, peranan akademisi sebagai penyeimbang idealisme politik harus dilibatkan untuk memberikan masukan di internal partai politik, khususnya para Caleg yang mencalonkan diri pada Pemilu 2014 nanti. Keinginan partai politik untuk memenangi Pemilu 2014, merupakan kewajibab pengurus dan para Calegnya. Namun,
kemenangan sulit dilakukan, jika internal partai politik tidak melakukan evaluasi dan rapat kerja. Program kerja dan platform partai, sangat menentukan masa depan partai tersebut, terutama dalam menyahuti aspirasi konsituennya. Masukan kalangan akademisi, kita sebut saja sebagai penyangga intelektual partai politik, dipentingkan guna melakukan mapping (pemetaan) pemenangan sebuah partai politik. Keterlibatan akademisi, untuk merancang pemenangan partai politik dan Caleg, setidaknya menjadi rambu-rambu program dalam menjalankan misi politiknya, memenangi Pemilu 2014 nanti. Tahun 2013, bagi partai politik dan Caleg, merupakan tahun pencitraan dan action (kerja). Partai politik sudah harus bersosialisasi sampai ke konsituennya. Maka mediasi yang ampuh untuk mendekati konsituennya adalah melalui para Caleg. Caleg yang ditetapkan menjadi media pencitraan partai, sehingga rakyat bersimpati dengan program-program yang ada di partai politik, sehingga akhirnya rakyat pun menetapkan pilihan. Lantas, sampai di mana keterlibatan akademisi dalam mendorong pemenangan sebuah partai politik? Menurut hemat penulis, keterlibatan akademisi hanya pada tataran program kerja saja. Masukan akademisi yang diberikan kepada partai politik sebagai sumbang saran memenangkan partai dan Caleg pada Pemilu 2014 nanti. Masukan-masukan yang diberikan akademisi ini, tentunya berdampak pada elektabilitas partai politik dan Caleg. Apa yang sudah digambarkan partaipartai besar pada setiap penyelenggaraan Pemilu, sudah dilakukan sebelumnya. Misalnya Partai Golkar, Partai Demokrat, PKS, PAN, PPP, Hanura, Gerindra adalah bagian dari kerja-kerja akademisi yang kita sebut dengan konsultan politik. Tataran konsultan yang kita maksudkan adalah kalangan akademisi yang terlibat dalam pemenangan sebuah partai politik. Penutup Kemenangan sebuah partai politik dana Pemilu, tidak terlepas dari para Caleg yang berjuang dil apangan. Para Caleg merukan ujung tombak pemenangan Pemilu setiap partai politik. Oleh karenanya, hemat penulis penetapan Caleg yang dilakukan partai politik, harus dilakukan secara selektif, berdasarkan mekanisme dan proses penjaringan dari masing-masing partai politik. Akhirnya, penulis ingin menyampaikan bahwa keterlibatan akademisi dalam pemenangan partai politik mutlak dilakukan. Konsep-konsep yang dituangkan akademisi dalam memenangkan partai politik, merupakan wujud idealisme politik yang dituangkan dalam program kerja. Program kerja yang baik dan diterima rakyat, maka itulah yang akan dipilih oleh rakyat. Rakyat adalah segalanya, dalam menentukan pilihan partai politik. Penulis Adalah Dosen Fisipol UMSU Dan Ketua Pimpinan Pusat Pemuda Muhammadiyah.
Ekonomi & Bisnis
B8 Mentan Akui tidak Paham Prosedur Impor Daging Sapi JAKARTA (Antara): Menteri Pertanian Suswono, mengaku belum mengerti prosedur impor daging sapi. Karenanya dia selalu menyerahkan penanganannyakepada Dirjen Peternakan Hewan Syukur Iwantoro. “Justru saya belum mengerti secara jelas tentang teknis impor daging. Soalnya itu berada di Dirjen Peternakan Hewan. Saya akan klarifikasi secara jelas nanti,” ujar Suswono, saat ditemui di Kantor Kementerian Perekonomian, Selasa (5/1).
Meskipun belum mengerti secara teknis, Suswono, mengaku akan menjelaskan semua hal terkait kasus impor daging sapi kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). Menurut dia, pihaknya akan menaati proses hukum yang saat ini sedang berjalan. Baik di KPK maupun kepolisian. Pihaknya juga mengapresiasi langkah KPK yang sudah bertindak profesional membuka kedok kasus suap yang ada di kementeriannya. Ia mengatakan agar kasus tersebut tidak terulang, Kementan akan menerima masukan terkait impor daging ke depan. Cara yang mungkin dilakukan adalah adanya proses tender
yang memungkinkan bisa diikuti oleh semua importir daging sapi. Ia mengungkapkan wewenang mengimpor daging sapi berada di Kementerian Perdagangan, meskipun dari enam kriteria importasi daging sapi, ada empat kriteria yang harus dijalankan bersama Kementerian Pertanian. “Untuk proses impor daging sapi, keputusan pertama diperoleh saat adanya rapat koordinasi dengan Kementerian Perindustrian, Kementerian Perdagangan, Kementerian Pertanian, dan Kementerian Perekonomian,” kata dia. Setelah disepakati, lanjutnya, perusahaan importir masing-masing mengajukan surat impor daging sapi ke Kemen-
terian Perdagangan. Surat tersebut juga akan diteruskan ke Kementerian Perdagangan dan Kementerian Pertanian untuk diverifikasi. Lalu, Kementerian Perdagangan juga akan melakukan verifikasi soal pengalaman importasi daging kepada masingmasing perusahaan selama empat semester terakhir. Jika beres semua, importasi ini baru bisa dilakukan. ‘’Intinya, setelah mendapat importasi terdaftar dari Kementerian Perdagangan, baru ke Kementerian Pertanian. Mereka akan dapat kapasitas dan alokasi daging impornya. Nanti baru mereka impor,” ujarnya. Dengan begitu, Suswono, mengaku tidak terlibat sama sekali dalam dugaan kasus suap impor daging sapi ini.
Masih Banyak Pelaku UMKM Tak Nikmati Penyaluran KUR MEDAN (Waspada): Realisasi penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) secara nasional hingga Desember 2012 mencapai Rp40.69 triliun, sedangkan untuk Sumatera Utara mencapai Rp2,30 triliun. Angka tersebut mengalami peningkatan setiap tahunnya, namun dari realisasi penyaluran tersebut masih banyak pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) yang tak bisa menikmati KUR tersebut. Hal tersebut diungkapkan para pelaku UMKM dan masyarakat ekonomi lemah, seperti Persatuan Pedagang Pasar Tradisional Sumatera Utara (P3TSU), Himpunan Kerukunan Tani Indonesia (HKTI) Sumut, Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Sumut, Himpunan Petani Jagung Sumut, Kamar Dagang dan Industri (Kadin), dan lainnya dalam acara Rapat Koordinasi KUR bersama Kantor Perwakilan BI Wilayah IX Sumut-Aceh dan Perbankan Sumut, serta anggota DPD RI Parlindungan Purba, di Kantor BI, Jl. Balai Kota Medan, Selasa (5/2). Rapat koordinasi KUR yang dipimpin Kepala KP BI Wilayah IX Hari Utomo dan anggota DPD RI Parlindungan Purba selaku Komite II Bidang Sumber Daya Ekonomi dan Sumber Daya Alam, turut dihadiri Kadis Koperasi dan UMKM Sumut, perwakilan Dinas Kelautan dan Perikanan, para pimpinan perbankan penyalur KUR, dan para undangan. H Harmon Habib, perwakilan dari P3TSU menyampaikan, pihaknya mendengar penyaluran KUR di Sumut ini sudah sangat banyak, namun masih banyak pedagang pasar tra-
disional yang tidak mendapat program KUR tersebut karena masalah agunan. “Kami miris, karena bankbank takut datang ke pasar tradisional, apalagi untuk memberikan pinjaman. Padahal para pedagang memiliki surat kios sebagai hak milik pakai yang bisa dijadikan sebagai agunan, tapi surat kios tersebut tidak diterima perbankan. Melalui forum ini, kami berharap perbankan mau bekerjasama dengan para pedagang pasar tradisional untuk memberikan pinjaman,” ujarnya. Hal sama juga disampaikan Sekretaris HNSI Sumut Ihya Ulumuddin, hampir seluruh nelayan di Sumut tidak bisa menikmati layanan KUR, karena terkendala masalah agunan. Apalagi, 90 persen nelayan di Sumut ini tidak memiliki sertifikat tanah, karena mereka tinggal di pinggir laut di atas tanah negara yang tidak jelas statusnya. Ihya menyebutkan, jangankan untuk mendapatkan kredit yang harus dikembalikan dengan bunga, untuk mendapatkan bantuan dari pemerintah tanpa harus dikembalikan pun masih sulit. Seperti bantuan yang telah dikucurkan pemerintah per kelompok sebesar Rp100 juta, namun nelayan tidak pernah mendapatkan bantuan itu. “Nelayan sangat berharap mendapatkan bantuan KUR. Selama ini banyak program kredit yang digulirkan pemerintah dengan bunga rendah maupun tanpa harus dikembalikan, namun nelayan tidak pernah mendapatkan bantuan tersebut. Kalaupun mendapat bantuan tersebut, realisasi proses untuk mendapatkan bantuan itu berliku-liku dan banyak
Daftar Harga Bahan Pokok Di Medan, Selasa (5/2) Beras Ramos 1 Beras Ramos 2 Beras KKB 1 Beras KKB 2 Beras Arias Beras Jongkong IR 64 Beras Jongkong Kasar Beras Jongkong IR 64/Kw3 Gula Pasir Minyak Goreng Curah Kuning Daging Sapi Murni Daging Ayam Broiler Daging Ayam Kampung Telur Ayam Broiler Telur Ayam Kampung Garam Kasar Garam Halus Terigu Segi Tiga Biru Cabai Merah Cabai Rawit Cabai Hijau Bawang Merah Bawang Putih Tomat Kol Kentang Ikan Asin Teri (no.2) Kacang Hijau Kacang Tanah Kacang Kedelai Minyak Tanah Susu KM Bendera 357 gr Susu KM Indomilk 390 gr Susu Bubuk Bendera 400 gr Susu Bubuk Indomilk 400 gr
: Rp9.800 per kg : Rp9.300 per kg : Rp9.600 per kg : Rp9.400 per kg : Rp9.000 per kg : Rp9.000 per kg : Rp8.500 per kg : Rp8.500 per kg : Rp13.000 per kg : Rp10.000 per kg : Rp85.000 per kg : Rp22.000 per kg : Rp50.000 per kg : Rp1000 per butir : Rp1.500 per butir : Rp1.200 per kg : Rp2.000 per kg : Rp7.000 per kg : Rp20.000 per kg : Rp30.000 per kg : Rp10.000 per kg : Rp23.000 per kg : Rp23.000 per kg : Rp6.000 per kg : Rp3.000 per kg : Rp5.000 per kg : Rp75.000 per kg : Rp12.000 per kg : Rp23.000 per kg : Rp8.000 per kg : Rp9.000 per liter : Rp7.600 per kaleng : Rp8.200 per kaleng : Rp25.500 per kotak : Rp27.200 per kotak (m41)
Harga Emas London Murni (LM)
527.000
Perhiasan (97%)
513.000
Emas Perhiasan (70%)
370.000
Emas Putih (75%)
397.000
Suasa
266.000
(50 %)
potongan,” ujarnya. Sementara itu, Wakil Ketua HKTI Sumut ME Girsang menyampaikan, sektor pertanian merupakan usaha yang padat modal, artinya banyak membutuhkan modal untuk peralatan dan keperluan pertanian. Oleh karena itu, masalah yang dihadapi petani saat ini, masih sulitnya untuk mendapatkan pinjaman atau kredit dengan mudah dan murah. “Sehingga Kredit Usaha Rakyat ini di lapangan sudah diplesetkan menjadi Kredit Usaha Raja, karena raja-raja atau orang kaya yang bisa mendapatkannya. Sedangkan masyarakat kecil atau masyarakat ekonomi lemah masih sulit untuk mendapatkannya,” ujarnya. Pada kesempatan itu, Parlindungan Purba menyampaikan, melalui pertemuan tersebut, pihaknya bersama BI sepakat untuk membentuk Forum Koordinasi KUR atau tempat untuk menyelesaikan permasalahan penyaluran KUR bagi para pelaku UMKM. “Kami meminta supaya Pemprovsu dan DPRD SU agar cepat membentuk Peraturan Daerah tentang Jamkrida (Penjamin Kredit Daerah), sehingga dapat mempermudah dan mempercepat penyaluran KUR bagi UMKM dan lain-lain,” ujar Parlindungan.
Antara
PEMBANGUNAN KA BANDARA. Sejumlah pekerja menyelesaikan infrastruktur untuk pembangunan terminal kereta api di Bandara Internasional Kualanamu Kabupaten Deli Serdang, Sumut, Selasa (5/2). PT Railink selaku anak perusahaan PT Kereta Api Indonesia (KAI) dan PT Angkasa Pura (AP) II, menargetkan pembangunan terminal kereta api akan rampung dan mulai beroperasi pada akhir Maret 2013.
Mengenai masalah bunga pinjaman KUR yang dinilai masih cukup tinggi, Parlindungan Purba mengatakan, KUR dengan bunga yang tinggi ini tidak bisa diselesaikan di level provinsi. “Untuk itu, saya akan membawa masalah tersebut ke pusat agar bunga KUR bisa lebih rendah lagi. Begitu juga dengan flapon pinjaman sebesar Rp2 miliar, itu juga harus dinaikkan lagi,” ujarnya. Kepala Perwakilan BI Wilayah IX Sumut Aceh Hari Utomo menambahkan, Forum Koordinasi KUR ini membentuk tim kecil yang nantinya akan menjadi satu media untuk memperbaiki dan memantau penyaluran KUR. Dalam hal ini BI sifatnya sebagai fasilitator saja, sedangkan ujung tombaknya dari pemerintah daerah dalam hal ini Dinas Koperasi dan UMKM maupun dinas-dinas terkait seperti Dinar Pertanian, Peternakan, maupun Dinas Perikanan dan Kelautan. “Sudah menjadi komitmen kita semua untuk mengembangkan sektor UMKM di Sumut. Kita akan memfasilitasi kerjasama antara masyarakat dengan perbankan. Mengenai suku bunga, kami akan meminta pemerintah pusat untuk memberikan komitmen seberapa besar suku bunga yang akan diberikan,” ujarnya. (m41)
Siswa SMKN Belajar Olah Hasil Pertanian ACEH UTARA (Waspada): Untuk meningkatkan nilai ekonomi berbagai jenis hasil kebun warga, siswa sekolah menengah kejuaran di Kec. Nisam, Kab. Aceh Utara belajar mengolah hasil pertanian. Kepala SMK Negeri Nisam Ibrahim, mengatakan sekolah yang berada di tengah-tengah pemukiman petani tradisional mengajar-kan pendidikan yang dibutuhkan untuk pertanian. Diantaranya, para siswa akan belajar cara mengolah kacang kedelai menjadi susu, pepaya dan asam menjadi permen. Selain itu juga cara mengolah ketela rambat dan jagung, sehingga bisa dijual dengan harga lebih mahal.
Katanya, sekolah tidak mengajarkan muridnya untuk bertani. Karena yang penting sekarang adalah cara mengolah hasil pertanian sehingga memiliki nilai ekonomi lebih tinggi. ‘’Kalau bahan baku banyak dihasilkan para petani setempat,’’ katanya. Sebelumnya, para pelajar yang umumnya dari keluarga petani juga berhasil mengembangkan usaha pengolahan jerami padi menjadi pupuk. Jerami yang banyak dibuang setelah masa panen padi, sekarang ini bisa dimanfaatkan untuk kebutuhan petani sendiri. Selain pengolah hasil pertanian, SMKN-1 Nisam juga belajar merancang jaringan komputer.(b15)
PDRB Sumut 2012 Rp351,12 Triliun MEDAN (Waspada): Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Sumatera Utara tahun 2012 atas dasar harga berlaku mencapai Rp351,12 triliun, sedangkan berdasar atas dasar harga konstan 2000 tercapai sebesar Rp134,46 triliun. Berdasarkan PDRB Sumut harga konstan 2000, pertumbuhan ekonomi Sumut tahun 2012 mencapai 6,22 persen. “Sektor ekonomi yang menghasilkan nilai tambah bruto terbesar pada 2012 adalah sektor industri pengolahan, sektor pertanian, sektor perdagangan, hotel dan restoran, sektor jasa-jasa, sektor pengangkutan dan komunikasi, sektor keuangan persewaan dan jasa perusahaan, serta beberapa sektor lainnya,” kata Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Sumut Suharno, Selasa (5/2). Suharno menyebutkan,
berdasarkan atas dasar harga berlaku, sektor industri pengolahan menghasilkan nilai tambah bruto sebesar Rp77,48 triliun, disusul sektor pertanian Rp76,84 triliun, sektor perdagangan, hotel dan restoran sebesar Rp67,03 triliun, sektor jasa-jasa sebesar Rp39,06 triliun, sektor pengangkutan dan komunikasi Rp32,85 triliun, sektor keuangan, persewaan, dan jasa perusahaan Rp26,44 triliun, dan sektor bangunan sebesar Rp23, 60 triliun. Sektor ekonomi lainnya yaitu sektor pertambangan dan penggalian menghasilkan nilai tambah bruto Rp4,64 triliun, dan sektor listrik, gas, dan air bersih sebesar Rp3,18 triliun. Kinerja perekonomian Sumatera Utara 2012 bila dibandingkan dengan tahun 2011 yang digambarkan oleh PDRB atas dasar harga konstan 2000, mengalami peningkatan sebe-
Pertumbuhan Ekonomi Aceh 6,06 Persen BANDA ACEH (Waspada): Pertumbuhan ekonomi Aceh pada 2012 mencapai 6,06 persen tanpa minyak dan gas (migas), lebih kecil dari target yang ditetapkan 6,50 persen. Sedangkan pertumbuhan ekonomi Aceh pada 2012 dengan minyak dan gas sebesar 5,20 persen. Kepala Badan Pusat Statistik Aceh Syech Suhaimi, mengatakan itu, Selasa (5/2). Katanya umum perekonomian Aceh memperlihatkan perkembangan yang semakin membaik. Pada triwulan IV tahun 2012 ekonomi Aceh tumbuh tanpa migas sebesar 6,10 persen dan dengan migas 5,18 persen. Sedangkan triwulan III 2012, ekonomi Aceh tumbuh tanpa migas 6,04 persen dengan migas 5,12 persen, triwulan II 2012 tanpa migas 6,01 persen dengan migas 5,20 persen dan triwulan I tahun 2012 tanpa migas 6 persen dan dengan migas 5,12 persen. Menurut Suhaimi, struktur perekonomian Aceh pada tahun 2012 masih menunjukkan
besarnya kontribusi minyak dan gas, yakni pada subsektor pertambangan migas dan industri pengolahan migas yang mencapai 15,72 persen. Lebih jauh, katanya, pertumbuhan ekonomi Aceh pada 2012 itu disumbang oleh pertumbuhan positif di delapan sektor. Enam sektor di antaranya yang tumbuh di atas ratarata pertumbuhan Aceh tahun 2012 dan tiga sektor diantaranya dengan pertumbuhan tertinggi. Tiga sektor yang mengalami pertumbuhan tertinggi adalah sektor pengangkutan dan komunikasi 8,38 persen, sektor listrik dan air bersih 7,33 persen dan sektor keuangan, persewaan dan jasa perusahaan sebesar 7,05 persen. Tiga sektor yang tumbuh positif terendah tahun 2012, yaitu sektor industri pengolahan 1,25 persen, sektor jasa-jasa 5,08 persen, serta sektor pertanian 5,62 persen. “Satu-satunya sektor tumbuh negatif yaitu sektor pertambangan dan penggalian minus 0,91 persen,” tuturnya. (b06)
TB Karimun Pelabuhan Kecil Potensi Besar SELURUH segmen usaha saat ini didera penurunan pendapatan. Itu merupakan dampak dari lesunya perekonomian dunia. Namun tidak bagi pelabuhan Tanjung Balai Karimun. Pelabuhan di bawah operasional Pelindo I yang terbilang kecil ini ternyata tatap eksis, bahkan mengalami buming keuntungan. Walaupun secara fisik pelabuhan yang berada di Kepulauan Karimun, Provinsi Kepulauan Riau kecil, namun penghasilannya besar. Bahkan kedepannya pelabuhan ini berpotensi akan lebih berjaya lagi. General Manager Pelabuhan Tanjung Balai Karimun Agastian, kepadaWaspada yang berkunjung ke kawasan ini mengakui pelabuhannya tahun ini mendapatkan keuntungan cukup baik dan penyumbang 85 % bagi pendapatan Pelindo I. Paling menarik dari pelabuhan ini justru tidak perlu berinvestasi besar. Karena segmen usaha yang mampu melonjakan pendapatan melalui usaha yang tergolong unik bagi pelabuhan lainnya karena tidak memerlukan dermaga, apalagi peralatan bongkar muat yang bernilai miliaran Rupiah. Agastian, menyebutkan pendapatan yang paling poten-
WASPADA Rabu, 6 Februari 2013
Waspada/Zulkifli Darwis
Kantor Pangkalan Pemanduan Cabang Pelabuhan Tanjung Balai Karimun. sial di pelabuhannya adalah kegiatan ship to ship (STS) di tengah laut. Kapal yang melakukan STS ini merupakan kapal super tanker mengangkut kebutuhan BBM dunia dengan bobot hingga mencapai 300.000 ton. Karena besarnya kapal sehingga tidak bisa merapat di pelabuhan. Untuk membongkar muatannya kapal ini mentransfer muatannya ke kepal kecil kegiatan ini disebut STS. Tingginya tarif di Singapura membuat kapal yang melakukan STS terus bertambah banyak dan pilihan terbaiknya
melakukan STS di perairan kawasanTanjung Balai Karimun yang akhirnya menjadi sumber pendapatan sangat besar karena dipungut dengan dolar. ‘’Setiap bulannya 30 juta barel BBM kebutuhan dunia dikalukan dengan STS di sini,’’ jelas Agastian. Menurut Agastian, pendapatan pelabuhan yang dikelolanya pada 2012 mengalami peningkatan mencapai Rp73,8 miliar. Sementara pada 2011 hanya Rp54 miliar lebih. Keuntungan lain dari posisi Tanjung Balai Karimun ini
karena kawasannya ini memiliki investasi perusahaan asing berkelas dunia. Diantaranya perusahaan galangan kapal Karimun Sembawang investasi Indonesia dengan Singapura yang melayani dog super tanker. Kemudian galangan kapal MOS. PT Seipem perusahaan terbesar di Asia Pasifik dari grup perusahaan raksasa Eni Italia memproduksi ajungan pengeboran minyak untuk kebutuhan dunia. PT Karimun Marine serta PT Oiltanking milik Jerman dalam proses pematangan lahan. Dari perusahaan raksasa ini Pelabuhan Tanjung Balai Karimun mendapatkan pendapatan cukup besar dari bagi hasil kegiatan DUKS, labuh dan pemanduan serta penundaan. Pelabuhan Tanjung Balai Karimun pelabuban masa depan cerah kini membutuhankan dukungan direksi Pelindo I dengan menambah jumlah kapal tunda serta membangun Pangkalan Armada kapal tunda di Tanjung Potot. Kawasan ini sangat strategis mendukung penundaan yang merupakan segmen andalan pendukung STS dan pemanduan di kawasan Karimun Barat yang padat dengan industry galangan kapal asing. � Zulkifli Darwis
sar 6,22 persen. Peningkatan ini didukung oleh pertumbuhan positif pada semua sektor ekonomi. Sektor keuangan, persewaan, dan jasa perusahaan merupakan sektor yang berhasil mencapai pertumbuhan tertinggi yaitu sebesar 11,20 persen. “Pertumbuhan ekonomi Sumut tahun 2012 yang diukur berdasarkan kenaikan angka PDRB atas dasar harga konstan 2000 mencapai angka 6,22 persen. Pertumbuhan tertinggi dicapai sektor keuangan, persewaan, dan jasa perusahaan 11,20 persen, disusul sektor pengangkutan dan komunikasi 8,26 persen, sektor jasa-jasa 7,54 dan sektor perdagangan, hotel dan restoran 7,23 persen. Sedangkan 5 sektor ekonomi lainnya masing-masing tumbuh dibawah 7 persen,” ujar Suharno. Berdasarkan pendekatan penggunaan, sebagian besar
PDRB Sumatera Utara digunakan untuk memenuhi konsumsi rumah tangga yang mencapai 59,29 persen, disusul oleh pembentukan modal tetap bruto 21,12 persen, konsumsi pemerintah 10,03 persen, ekspor barang dan jasa neto 9,19 persen (ekspor barang dan jasa 43,33 persen dan impor barang dan jasa 34,14 persen), konsumsi lembaga nirlaba 0,33 persen, dan perubahan stok 0,03 persen. “Pertumbuhan ekonomi Sumut yang diukur berdasarkan kenaikan PDRB atas dasar harga konstan 2000 pada triwulan IV 2012 bila dibandingkan dengan triwulan III tahun 2012 (q- toq) meningkat 0,61 persen. Bila dibandingkan dengan triwulan IV tahun 2011 (y-on-y), pertumbuhan ekonomi Sumut pada triwulan IV tahun 2012 meningkat 6,13 persen,” pungkasnya. (m41)
Garuda Perkenalkan Pesawat Bombardier CRJ100 NextGen MAKASSAR (Waspada): Dalam upaya memaksimalkan pelayanan terhadap masyarakat selaku konsumen, Manajemen PT. Garuda Indonesia memperkenalkan pesawat baru jenis Bombardier CRJ1000 NextGen asal Kanada, yang telah beroperasi di Hub Makasar. Perkenalan armada baru itu disampaikan Manajemen PT. Garuda Indonesia, di antaranya VP Eastern Indonesia Region, Rosyina , VP Service Planning Development, Prijastono Purwanto kepada puluhan wartawan media cetak dan elektronik, Senin (4/2), di Hotel Sahid Makasar. Rosyina kepada Waspada usai kegiatan mengatakan, simulasi pesawat Bombardier CRJ1000 NextGen ini untuk persiapan Web Hub (Base) Medan, setelah Ujung Pandang yang pertama kali. “Setelah berjalan beberapa bulan ke depan dan kita lihat sudah cukup baik dari sisi operasional mau pun tingkatan isiannya, maka kita buat Hub ke dua di bagian Barat, dalam hal ini Hub Medan. “Contohnya di Makasar ini, kita mengundang teman-teman untuk melihat langsung baik dari segi Heanding, mau pun pemasarannya,” imbuh Rosyina. Keistimewaannya, menurut Rosyina, pesawat Bombardier CRJ1000 NextGen ramah lingkungan, lebih efisien hingga 25 persen dibanding pesawat B735. Kemudian nyaman dan lebih cepat sampai. Dia juga mencontohkan jarak yang biasanya ditempuh selama 1,5 jam, dengan pesawat ini dapat ditempuh dalam waktu hanya 45 menit. Harga tiket masih sebanding dengan harga pesawat Garuda yang ada, kecuali eksekutif kelas harganya agak berbeda. Saat ini, kata Rosyina, Garuda Indonesia telah mengoperasikan 5 unit pesawat Bombardier CRJ1000 NextGen di Base Makassar bersama pesawat jenis lainnya, melayani 15 rute penerbangan di 12 kota Indonesia Bagian Timur, di antaranya Kendari, Manado, Balik Papan, Lombok, Ternate, Tarakan, Lombok, Gorontalo, Palu, Surabaya, dengan persentase penumpang tertinggi seperti Ternate mencapai angka di atas 85 persen. Dia juga mengatakan pada 2013 Garuda Indonesia akan membuka rute-rute baru seperti Mamuju, Sorong, Manokwari, Jayapura, tentu seiring dengan kesiapan pemerintah daerah masing-masing terkait fasilitas, seperti bandara yang pada akhirnya akan berpengaruh positif terhadap Masterplan Percepatan Dan Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI) 2011-2015 untuk gerbang Timur. Sementara VP Service Planning Development, Prijastono Purwanto menuturkan, Bombardier CRJ1000 NextGen berasal keluarga Challenger asal Kanada, yaitu turunan pesawat eksekutif dengan kapasitas tidak terlalu besar sehingga dapat lebih dulu masuk ke satu rute lebih awal. “Untuk Indonesia, PT. Garuda Indonesia adalah maskapai yang pertama menggunakan pesawat Bombardier CRJ1000. Dari 18 unit yang dipesan, 5 unit sudah tiba pada 17 Oktober hingga Desember 2012 dan sudah dioperasikan di Base Makassar. Pada 2013 ini akan tiba lagi 7 unit, rencananya disiagakan di Hub Medan, sedangkan sisanya, akan tiba pada 2014. “Dengan berbagai keistimewaan yang dimiliki, pesawat ini terasa lebih nyaman dan efisien dengan kapasitas 12 kursi bisnis dan 84 kursi ekonomi,” jelas Purwanto. Menurut Purwanto, 5 unit Bombardier CRJ1000 NextGen setiap hari terbang 40 flight atau per minggunya 280 flight. “Pesawat ini merupakan pesawat jet untuk melayani rute yang tidak banyak penumpangnya.”(c03)
Waspada/Edi Saputra
ROSYINA dan Prijastono Purwanto saat pemaparan Bombardier CRJ1000 NextGen Simulation ForWes Hub, Senin (4/2), di Hotel Sahid Makasar.
Agenda
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
07.00 Dahsyat 09.00 Sinema Pagi 11:00 Infotainment : INTENS 12:00 Seputar Indonesia Siang 12:30 Namaku Cinta 14.30 Cek & Ricek 15.00 Silet 15.30 Hanya Kamu 16.30 Seputar Indonesia 17.00 Magic 18.00 Cinta 7 Susun 19.30 Tukang Bubur Naik Haji 22.30 Sedap Malam 23.30 Film Tengah Malam
CATATAN
07:00 Inbox 09.00 Liputan 6 Terkini 09:03 Halo Selebriti 10:00 SCTV FTV 12:00 SL Liputan 6 Siang 12:30 SCTV FTV Siang 14.03 SCTV FTV Siang 14:30 SL Eat Bulaga Indonesia 16.00 Liputan 6 Terkini 16:03 SL Eat Bulaga Indonesia 16:30 SL Liputan 6 Petang 17.00 Cookies 18.00 Biang Kerok Cilik 19.30 Putih Abu-Abu 20.30 SCTV SInetron : Ustad Fotocopy 22.30 Liputan 6 Terkini 23.00 SCTV FTV Utama
07.30 Serial Pilihan 09.00 Serial Pilihan 10:30 Kisah Unggulan 11:30 Lintas Siang 12:00 Layar Kemilau 13:30 I Drama 15:00 Diantara Kita 15:30 Lintas Petang 16.00 Animasi Spesial 18.00 Somad 19:00 Legenda MD The Series 21.00 Raden Kian Santang 22:00 Berbagi Cinta 23:00 Intermeaao 00.00 Lintas Malam
07:30 Perempuan Hebat 08.00 Selebrity Punya Story 08:30 Seleb @ Seleb 09.00 Sinema Spesial 10:30 New Friends 11:30 Topik Siang 12:00 Klik ! 13:00 Tom & Jerry 14:00 Tom & Jerry 14:30 Chottan Bheem 15.00 Ghost Gang 15.30 Chotta Bheem 16:30 Suka Suka NIzam 17:30 Topik Petang 18:00 Pesbukers 19:30 Catatan Si Olga 20:30 Princess Hours 21:30 Mel’s Update 22:30 Bexxstyle 23:30 Cakrawala
07:00 KISS Pagi 08:00 Sinema TV Pagi 10:00 Sinema TV Spesial 12:00 Patroli 12:30 Sinema Drama Indonesia 14:30 KISS Sore 15:30 Fokus 16.00 Kata Hati 17.00 Drama Seri Indonesia 18:00 Drama Seri Indonesia 20:00 Drama Seri Keluarga 22:00 Mega Bollywood
07:05 WIB Bedah Editorial Media Indonesia 08:05 WIB 8 Eleven Show 11:30 WIB Metro Siang 13:05 WIB Wideshot 16:30 WIB Java Overland 18:05 WIB Metro Hari Ini 19:05 WIB Suara Anda 20:30 WIB Otoblitz 21:05 WIB Top Nine News 21:30 WIB Mata Najwa 22:30 WIB Stand Up Comedy 23:05 WIB Metro Realitas 23:30WIB Metro Sports
B9 07:30 Ranking 1 08:30 Sinema Pagi Indonesia 10:30 Moccachino 11.00 Insert Siang 12:00 Reportase Siang 12:00 Bioskop Indonesia 14:00 Reportase Siang 14:30 Sketsa 15.450 Show Imah 16:45 Reportase Sore 17:15 Insert Investigasi 18:00 Ethnic Runaway 19:00 Oh Ternyata 20:00 Bioskop TransTV 00:00 Bioskop TransTV
09:30 Live News Kabar Pasar Pagi 10:00 Coffee Break 11:30 Live News Kabar Siang 13:30 Apa Kabar Indonesia Siang 15:30 Live News Kabar Pasar 16:00 Live News Kabar Petang 19:00 Kabar Utama 20:00 Apa Kabar Indonesia Malam 21:00 Live News Kabar Malam 22:00 Menyingkap Tabir 22:30 Kabar Arena 23:00 Radio Show
08:00 The Penguins Of Madagascar 08:30 Sketsa Tawa 09.00 Dapoer Cobek 09.30 Hot Spot 10:00 Obsesi 11:00 Buletin Indonesia Siang 12:00 Untung Ada Sule 13.00 Kungfu Panda 13:30 Avatar 14:00 100 % Ampuh 17:00 Fokus Selebriti 17:30 Transformers Prime 18.00 Jomblowati 19.00 Raja Dan Aku 20.00 Kinara 21.00 Big Movie 23:30 Big Movie
07:30 Selebrita Pagi 08:00 Makan Besar 08:30 Gak Nyangka 09:00 Ups Salah 09:30 Spotlite 10:30 Warna 12:00 Selebrita Siang 12:30 Si Bolang 13:00 Laptop Si Unyil 13:30 Dunia Binatang 14:00 Brownies 15:00 Fish N Chef 16:00 Redaksi Sore 17:00 Orang Pinggiran 18:00 Hitam Putih 19:00 On The Spot 20:00 Opera Van Java 22:00 Bukan Empat Mata 23:30 Berburu 00:00 Jejak Jejak Misterius 00:30 Sport7 Malam
Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuan
**m31/G
Ben Affleck SelangkahLagiMeraihOscar
Ben Affleck/usmagazine.com
Sutradara sekaligus aktor Ben Affleck memenangi anugerah tertinggi Directors Guild of America (DGA) dari sesama sutradara film Sabtu waktu AS atau MingguWIB, lewat film garapannya Argo. Kemenangan ini membuat film drama penyanderaan di Iran itu menjadi calon terkuat peraih Oscar. Pengakuan para sutradara Hollywood kepada Affleck ini berbalikkan dari langkah Academy of Motion Pictures Arts and Sciences yang tak menominasikan Affleck sebagai calon peraih Oscar kategori Sutradara Terbaik. Hollywood menganggap ketidakterpilihan Affleck sebagai nomini Sutradara Terbaik itu sebagai ejekan terhebat pada ajang Oscar tahun ini. Sejak 1948, hanya enam pemenang DGA yang tidak me-
menangkan Oscar untuk kategori Sutradara Terbaik. “Saya tak bisa apa-apa lagi selain menghormati (pilihan) Academy,” kata Affleck usai dianugerahi DGA Award pertamanya itu, seperti dikutip Reuters. Bintang Hollywood memproduseri Argo ini mengaku sudah sangat puas film besutannya dinominasikan meraih Film Terbaik Oscar. “Anda tak bisa memenangkan semuanya,” kata dia. DGA kerap menjadi indikator utama bagi calon pemenang Oscar mengingat para anggota DGA adalah juga anggota Academy (pemilih Oscar). Oscar untuk Film Terbaik kerap menjadi milik pemenang DGA. Oscar sendiri akan diadakan 24 Februari nanti. Affleck menyisihkan empat sutradara yang semuanya pernah meraih DGA dan Oscar un-
tuk kategori Sutradara Terbaik. Di antara mereka adalah Steven Spielberg yang film dramanya berseting Perang Saudara di AS berjudul Lincoln juga kalah dari Argo. Peraih dua Anugerah DGA untuk Schindler’s List pada 1994 dan Saving Private Ryan pada 1999 ini mengantongi 11 nominasi Oscar berkat filmnya Lincoln. Tiga sutradara lainnya yang dikalahkan Affleck adalah Kathryn Bigelow membuat film perburuan Osama bin Laden Zero Dark Thirty, Ang Lee lewat Life of Pi, danTom Hooper lewat film musikal Les Miserables. Sepanjang musim ini Affleck telah memenangkan Golden Globe untuk kategori Sutradara Terbaik, sedangkan filmnya Argo memenangi Drama Terbaik. Film ini kemudian mendapat pula Anugerah Screen Actors Guild. (ant)
Cakra KhanTak Mau Aji Mumpung KENDATI lagu terbarunya banyak dinanti penikmat musik, Cakra Khan tak mau terburu-buru melansir singel kedua maupun mini album. Dengan tegas penyanyi Rising Star bersuara serak-serak basah yang sukses menghentak industri musik nasional lewat singel Harus Terpisah ini menyatakan dirinya tak mau bersikap aji mumpung. “Alhamdulillah, saya bukan tipe penyanyi yang aji mumpung. Saya tak mau mentangmentang kiprah nyanyi mulai bersinar, langsung memanfaatkan popularitas dengan jor-joran melansir singel terbaru,” papar Cakra Khan kepada Waspada selepas meraih Infotainment Awards SCTV 2013 untuk
kategori Selebriti Pendatang Baru Paling Bersinar di Balai Sarbini, baru-baru ini. Menurut bujang keren kelahiran Pangandaran,- Jawa Barat 27 Februari 1992 ini, booming singel Harus Terpisah karya komposer Bandung Aldi Nada Permana sekaligus meraih penghargaan Penyanyi Solo Terbaik Versi 100 % Ampuh Global TV dan Infotainmen Awards, justru mengharuskan dirinya tak terburu-buru dalam menggapai sukses berikutnya maupun melansir lagu-lagu selanjutnya. “Saya dan produser Sony Music Indonesia sudah sepakat untuk melansir singel berikutnya yang jauh lebih baik – termasuk lirik dan musik pengiringnya dibandingkan singel perdana. Karenanya, sambil menunggu momentum paling tepat kami pun tengah bekerja ekstra
keras memilih beberapa lagu baru karya komposer terkenal negeri sendiri yang benar-benar cocok dengan karakter vocal saya untuk dijadikan singel kedua dan seterusnya,” terang Cakra. Tentang tema lagu anyarnya nanti, mahasiswa smester 7 Sekolah Tinggi Musik Bandung (STIMB) smester 7 jurusanVocal Classic ini menyatakan, kalau singel perdana mengedepankan tema Broken Heart, singel berikutnya mengangkat tema percintaan dan mengejar mimpi. “Biar tak monoton dan lebih bervariasi,” tandas penggemar berat pribadi penyanyi California AS, Chaka Khan yang meraih Infotainment Awards setelah memenangkan persaingan dengan empat nominasi lain – Coboy Junior, Febby Rastanti, Michelle Ziudith dan Zaskia Gotik itu. * (AgusT) Cakra Khan
Yoris Sebastian (tiga dari kiri) dan Aldo Sianturi saat sesi tanya jawab usai memaparkan pengalaman mereka menggeluti dunia kreatif
Belajar Kreatif Di Art of Creativity * 12 Tokoh Kreatif Terima Penghargaan Setelah akhir tahun lalu sukses mengadakan event Art Of Party-Konser 3 Dewa, Galan Mild kembali mempersembahkan event spesial Art Of Creativity–Creative Movement, merupakan sebuah acara seminar dengan konsep berbeda dari seminar-seminar pada umumnya. Mengambil tema creative sharing, seminar ini menghadirkan dua pembicara sudah tidak asing lagi di industri kreatif. Mereka adalahYoriis Sebastian dan Aldo Sianturi serta dihibur penampilan Endah ‘N Resha. Acara diadakan 2 Februari 2013 di Mahogany Ballroom Grand Aston Hotel ini dibuka penampilan Aldy And Friends, menemani peserta sambil menikmati makan malamnya. Tepat pukul 19.30 acara dibuka MC. Kemudian langsung dilanjutkan presentasi Aldo Sianturi. Aldo Sianturi memiliki darah Medan, memaparkan materinya sekitar setengah jam. Beliau mengupas tentang 15 cabang industri kreatif. Sebagai orang Medan, Aldo kepada peserta yang hadir untuk Medan untuk menggali potensi di industri kre-
atif. Sungguh banyak kesempatan yang dapat diraih dengan mengembangkan ide kreatif yang ada dalam diri, tegasnya lagi. Setelah Aldo, giliranYoris Sebastian yang untuk pertama kalinya hadir di Medan memberikan materi dan pengalamannya di Industri kreatif. Dengan materi yang dipaparkannya, beliau berharap terhadap anak muda khususnya kota Medan, untuk dapat menggali ide-ide kreatif sebagai suatu opsi dalam mewujudkan diri menjadi insan yang sukses. Salah satu kutipannya adalah faktor genetik tidak menjadi patokan seorang untuk menjadi kreatif, namun kreatif dapat dilatih siapa saja yang ingin mengembangkan dirinya”. Setelah Aldo dan Yoris memaparkan materinya, diadakan sesi Tanya jawab. Peserta seminar tampak antusias untuk mengajukan pertanyaan. Galan Mild juga memberikan penghargaan kepada 12 tokoh kreatif kota Medan atas dedikasi mereka terhadap perkembangan industri kreatif diantaranya Erwin Kampusi dari
industri kreatif dibidang musik, Andi lubis untuk Fotografi, Yandrinal untuk Seni Pertunjukan/ EO, Hafiz Khairul Rizal untuk Kuliner, Fathraria Damanik untuk Fashion/Distro, Eric Murdianto untuk Desain Grafis, dr Daniel Irawan untuk Film, Ramadhoni Dwi Payana untuk Arsitektur, Torang Sitorus untuk Tradisional, Darwis Taniwan untuk Media, Iskandar ST untuk Periklanan serta Aditya untuk IT. Setelah penyerahan penghargaan, juga diumumkan pemenang The Best Event dari rangkaian event Art Of CreativityEvent Competition. Para finalis sebelumnya telah diberikan modal sebesar 25 juta rupiah dari Galan Mild, telah mewujudkan eventnya di masing-masing kampus. JAC Team dari USU berhasil menjadi pemenangnya dengan judul event MED FEST diadakan 15 Desember lalu dan berhak atas hadiah dengan total nilai 50 juta rupiah. Mereka terpilih menjadi event terbaik dari dua event lain diadakan team Semut Rangrang dari UMSU dan team Aikendu dari UNIMED.(m19)
CSI Musim 13 Lebih Dramatis
Formasi The Fix, band anak muda Medan.
The Fix, Anak Muda PenuhTalenta Satu lagi band anak muda Medan tampil. Mereka adalah The Fix. Mereka kumpulan anak muda penuh talenda. Awalnya band ini dari iseng-iseng ngejam bareng di Studio Redrock. Di sana sering diadakannya Open Live Perfomance Band di Studio Redrock setiap dua minggu sekali. Fadly (pemilik studio) mencetuskan sebuah ide membuat project band yang ingin meramaikan acara tersebut.Akhirnya tawaran ini diterima baik oleh Awing dan Gitag yang dulunya bermain dengan B’Seven Band di Zodiak Pub & Bistro, Barcelona, Hermes Palace-Banda Aceh dan lain-lain—disetujui juga oleh Eza sang penggebuk drum ,yang dulunya bermain dengan Skutermatik.
Terbentuklah band ini pada 1 Desember 2011, terbilang baru memang, tetapi empat anak Medan ini sudah malang melintang di kancah musik lokal kota. Masing-masing mereka pernah bergabung di band yang sudah punya jam terbang yang terbilang lumayan. Gitag memberi ide nama band project band ini yakni THE FIX, diterima dengan baik oleh Fadly ,Awing dan Eza. Dengan formasi Awing (vocal-gitar), Gitag (gitar-keyboard), Fadly (bass), Eza (drum) telah sepakat membentuk band ini dengan genre musik Britpop. Dengan visi awal yang sederhana, yang tak lain adalah ingin ikut meramaikan belantika musik lokal kota Medan dan ingin menembus pasar industri di Ibukota dengan kreatifitas mu-
sik kami berempat. The Fix band juga akan menjanjikan sebuah hiburan menarik dalam setiap pertunjukannya. Jadi tidak hanya ngeband dan diam terpaku saat performance di panggung. Seiring waktu berjalan formasi The Fix berubah jadi bertiga dengan mundurnya bassiat. Ketiganya Awing (vocal), Gitag (gitar-keyboard), Eza (drum) dan dibantu dengan additional bass (Dede Ex.Fiumi Band) dan additional gitar (Donie-Bluemint) ,yang pada akhirnya posisi bass diganti dengan yang tetap yaitu Daniel ,menigisi posisi pada Bass. Kini, personil ini siap menggebrak khasanah musik kota Medan, bahkan menembus tingkat nasional. Kita tunggu saja.(M07)
Setelah menghadirkan akhir cerita yang menggantung di musim 12, kini CSI Musim 13 akan kembali dengan kasuskasus baru yang menegangan namun juga dramatis. Episode penutup musim lalu benar-benar menjadi akhir sangat mendebarkan dengan situasi yang menggantung dan tak terjawab. Nick Stokes (George Eads) mengundurkan diri dari tim CSI; Julie “Finn” Finlay (Elisabeth Shue) sedang diawasi musuh, dan cucu perempuan D.B. Russell (Ted Danson) yaitu Kaitlyn (Mia Hayes) hilang diculik. Di musim 13 ini, Tim CSI akan masih berhadapan dengan musuh bebuyutan mereka, si polisi kotor Jeffrey McKeen (Conor O’Farrell) yang pada akhir musim 8 menembak mati analis dan anggota CSIWarrick Brown (Gary Dourdan). Yang mengejutkan adalah karena kekacauan dalam tim ini ternyata didalangi McKeen dari balik bilik penjara, yang membuat Russel sendiri dihadapkan dalam bahaya. Episode perdana CSI akan
dibuka dengan tayangan satu menit sebelum musim 12 berakhir. “Kita akan melihat Russell untuk pertama kalinya memegang senjata ditangannya dan mengetahui bagaimana ia berpengetahuan tinggi, bijaksana dan rasional ini dalam kondisi terpojok demi menyelamatkan cucunya”, ungkap Eksekutif Produser Don McGill. Don lalu melanjutkan bah-
wa kejahatan bisa terjadi pada siapa saja, bahkan supervisor CSI sekalipun. “Kalau musim lalu kehadiran Russel menyatukan kembali anggota timnya, kini Russel harus menjaga keselamatan mereka juga dirinya yang terancam bahaya”. Nick juga terancam terlebih karena keterlibatannya dalam penembakan anak McKeen. Sementara itu, kekasih Finlay, Detektif Crenshaw (Billy Magnussen) malah berbalik menjadi pelaku kejahatan. CSI 13 masih didukung Eric Szmanda (Greg Sanders), Robert David Hall (Al Robbins), Wallace Langham (David Hodges), David Berman (David Philips), Jon Wellner (Henry Andrews) dan tentu saja Paul Guilfoyle (Jim Brass). CSI Musim ke-13 tayang perdana 6 Februari, tiap Rabu pukul 21:00 Pertama dan Eksklusif di AXN melalui Indovision (ch. 154), First Media (ch. 32), Telkomvision (ch. 122), Groovia TV (ch. 553), Aora (ch. 415), Centrin TV (ch. 411) dan Skynindo (ch. 31). (m19)
Johnny Depp Jadi Gangster Aktor Johnny Depp akan berperan sebagai gangster Boston yang dikenal jahat, Whitey Bulger, dalam film Black Mass. Black Mass bercerita tentang kehidupan godfather Boston Whitey Bulger menjadi informan FBI untuk menyingkirkan gangster saingannya, tapi akhirnya ia ditangkap pada 2011. Diadaptasi dari buku Black Mass karya dua jurnalis Boston Globe, film tersebut disutradarai Barry Levinson memenangi Oscar sebagai sutradara terbaik pada 1988 untuk film Rain Man. Proses syuting akan dimulai pada Mei dan film tersebut akan didistribusikan Universal Studios, demikian seperti dikutip dari AFP. Depp,49 juga akan tampil dalam film Disney The Lone Ranger akan dirilis musim panas mendatang.(ant)
Johnny Depp
Sylvester Stallone/wikipedia.org
Sylvester Stallone Berhenti Pakai Twitter Aktor Sylvester Stallone memutuskan menutup akun Twitter-nya, dengan alasan tidak suka mengekspose kehidupan pribadinya terlalu banyak melalui jejaring sosial. “Saya dulu sempat nge-tweet, tapi itu adalah tindakan yang sia-sia,” katanya seperti dikutip dari situs Female First. “...dan saat kamu sedang ingin melakukan hal kontroversial dan menulis sesuatu, kamu tiba-tiba tersadar ‘Ya Tuhan!’, karena kamu membuka diri untuk banyak kritik dari orang-orang tidak dikenal,” kata Stallone. Meskipun tidak tertarik dengan media baru, aktor 66 tahun itu berkata dia selalu mencari tantangan baru dalam hidupnya. “Beberapa orang yang jatuh berusaha bangkit lagi tapi mereka akan terkejut — jika mereka mencoba bisa saja mereka sukses. Saya selalu mencari tantangan baru. Ada banyak gunung yang dapat didaki di luar sana. Jika tidak ada lagi, saya akan buat yang baru.”(ant)
Aceh
B10
Delapan Toko Di Samudera Hangus Terbakar
PAW Anggota DPRK Singkil Tunggu SK Gubernur SINGKIL (Waspada) : Pergantian antar waktu (PAW) tiga anggota DPRK Aceh Singkil masih menunggu SK Gubernur Aceh. Demikian disampaikan Plh Sekwan Junaidi, Senin (4/2) di selasela acara peresmian/pengangkatan sumpah PAW Wakil Ketua DPRK Aceh Singkil Nazli di gedung dewan Singkil Utara. “ Segala proses administrasi sudah dilengkapi dan sekarang tinggal menunggu SK Gubernur Aceh untuk dilakukan peresmian dan pengangkatan sumpah,” katanya. Ketua Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Singkil Abdul Muhri mengatakan, ketiga PAW anggota DPRK Aceh Singkil yang akan menggantikan anggota DPRK sebelumnya, di antaranya SyafruddinManikdariPartaiBintangReformasi(PBR)menggantikan Safriadi yang sudah dilantik menjadi Bupati Aceh Singkil. Selanjutnya Kamirusman Tumangger dari Partai Golkar menggantikan Dulmusrid yang juga dilantik sebagaiWakil Bupati Aceh Singkil dan Safriadi Sinaga dari Partai Demokrat menggantikan Ali Hasmy. (cdin)
GEUDONG (Waspada): Delapan toko di bantaran sungai Krueng Pase, Gampong Mancang, Kecamatan Samudera, Aceh Utara hangus terbakar. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Namun kerugian material ditaksir mencapai ratusan juta rupiah. Peristiwa tersebut terjadi, Selasa (5/2) pukul 17:00. Tidak lama kemudian, datang tiga unit mobil pemadam kebakaran, dua unit dari Aceh Utara dan 1 unit dari Kota Lhokseumawe. Kobaran api dipadamkan setengah jam kemudian. Menurut beberapa saksi mata di lokasi kejadian, tiga unit mobil pemadam datangnya tergolong cepat. Begitupun tidak ada toko yang bisa diselamatkan karena ke delapan toko tersebut berkonstruksi kayu. Saat peristiwa itu, semua toko tutup karena pemilik toko sedang menghadiri acara kenduri Maulid Nabi Muhammad, SAW di Masjid Sultan
Ulama Jangan Terpecah MEUREUDU (Waspada) : Bupati Pidie Jaya M Gade Salam melantik 26 anggota Majelis Permusyawaratan Ulama (MPU) Kabupaten Pidie Jaya untuk periode 2013-2018 di Aula MPU setempat di Meureudu, Selasa (5/2). Diakui Gade Salam, ulama di Pidie Jaya selama ini cukup banyak memberikan masukan dan kontribusi kepada pemerintah terutama bupati dalam melaksanakan pembangunan di kabupaten yang baru seumur jagung. Sehingga Pidie Jaya mampu mengejar ketertinggalan dari daerah lain. Ketua MPU Provinsi Aceh Ghazali Muhammadsyam diwakili Faisal Ali mengatakan, para ulama yang tergabung dalam MPU mengemban amanah dan mitra pemerintah daerah dalam memberikan masukan saran dan bimbingan khususnya dalam melaksanakan pembangunan Syariat Islam. (b09)
Gerak Pembangunan Tak Pernah Berhenti MEUREUDU (Waspada) : Bupati Pidie Jaya M Gade Salam menekankan gerakan pembangunan tidak akan pernah berhenti di Pidie Jaya. “Kita akan terus membangun sehingga volume pembangunan itu akan adil dan merata hingga ke seluruh pelosok desa di seluruh wilayah Pidie Jaya,” tutur Gade Salam, Senin (4/2). “Kunci berlanjutnya terus roda pembangunan itu adalah rasa kebersamaan, rasa kekeluargaan, rasa kegotong royongan sehingga tercipta tiga pilar kekuatan, pemerintah, masyarakat dan sektor swasta, di mana gerakan pembangunan itu terarah dan terencana,” kata Gade Salam. Masyarakat Pidie Jaya pada umumnya menghargai hasil kerja keras Pemkab Pidie Jaya secara kolektif dan hasil kerja HM Gade Salam secara khusus. (b09)
Oplah Waspada Diyakini Meningkat SUBULUSSALAM (Waspada): Menyusul kecepatan distribusi Waspada sepekan terakhir ke Kota Subulussalam mengalami peningkatan yang sangat signifikan, oplah Harian Waspada diyakini mengalami peningkatan ke depan. Kepada Waspada saat berkemas mendistribusikan Waspada ke sejumlah pelanggan, Selasa (5/2) di Subulussalam, Sudirman Solin, agen tunggal di sana berujar, konsistennya Waspada tiba setiap hari pukul 07:45 di Subulussalam sangat diharapkan. “Dari selama ini sekira 80 eks, ke depan, aku yakin mencapai 100 eks lebih per hari,” kata Solin. (b28)
Rumah Dinas Guru SMP P.Banyak Mubazir PULAUBANYAK (Waspada) : Sejak dibangun pada 2007 lalu melalui program rehab rekon BRR Aceh – Nias hingga saat ini rumah dinas guru SMPN Negeri 1 Pulau Banyak di Kabupaten Aceh Singkil tak pernah ditempati. Akibatnya bangunan itu kondisinya sudah hancur dan terkesan mubazir. Kepala SMPN No.1 Pulau Banyak Amrin T mengatakan, tidak ditempatinya rumah dinas bagi tenaga pengajar di SMPN No.1 Pulau Balai itu karena lokasinya tidak sesuai dan saat dibangun tidak ada koordinasi dengan pihak sekolah . Menurut Amrin, lokasinya berada di bibir pantai sehingga mengancam keselamatan guru yang tinggal di situ, karena setiap saat terjadi erosi akibat hempasan ombak dari laut karena faktor itulah, makanya tidak ada guru yang berani menempati. (cdin)
Jalan Pameu-Genting Gerbang Belum Selesai TAKENGEN (Waspada) : Peningkatan struktur jalan PameuGenting Gerbang, Kecamatan Rusip Antara, Kabupaten AcehTengah hingga saat ini belum juga selesai dikerjakan. Padahal pembuatan jalan tersebut menggunakan anggaran APBN tahun 2012. Dari data yang dihimpun, Minggu (3/2) dari warga Pameu mengatakan, hingga saat ini mereka masih sulit melintasi jalan tersebut, walau beberapa kilometer sudah diaspal, namun masih banyak juga yang belum. “Kalau musim hujan jalan becek, namun jika kemarau berdebu. Hal tersebut membuat kami kesulitan melalui jalan itu. Apalagi jalan yang belum diaspal banyak berbatu kerikil sehingga licin resiko terjatuh sangat besar,” jelas warga Pameu ini. Jalan Pameu-Genting Gerbang seksi 2 (dua)adalah paket pekerjaan rekonstruksi peningktan struktur jalan dengan nilai kontrak Rp13.556.419.000,- Pelaksana PT.Hananan Prakarsa, panjang jalan 5,5 km. Jalan tersebut masih dikerjakan mencapai bobot 75 persen, walaupun masa anggarannya tahun 2012 sudah habis namun pihak kontraktor masih mengerjakannya. Putra, PPK (Panitia Penanggungjawab Kegiatan) dari Dinas PU Pusat membenarkan bahwa jalan tersebut terlambat. Namun pekerjaan tersebut dalam kondisi didenda. Walau terlambat mereka kena denda dan itu sesuai Keppres. (b33)
Warga Sekuelen Temukan Ular Phiton BLANGKEJEREN (Waspada) : Ular sepanjang enam meter ditemukan warga sekitar lokasi Desa Sekuelen Kampus Unsyiah Tiga Blangnangka, Kecamatan Blangjerango. Ular jenis phiton itu dikejutkan ketika sedang memangsa satu ekor anjing pemburu warga setempat, Minggu (3/2) malam. Dian, 27, salah satu pemburu itu mengaku, ketika mereka bersama rombongan yang lain sedang mengejar kambing hutan yang terlihat dari depan melaju ke arah belakang kampus yang kondisinya masih semak belukar. Dikatakan, setelah warga yang ikut berburu itu melihat anjingnya dimangsa, warga spontan beramai-ramai memukuli ular itu dengan kayu pohon kecil yang berada di seputaran semak tersebut. Panjang ular itu diperkirakan 6 meter dengan bobot 80 kilogram. (cjs)
Waspada/Jasvira Sautisa
ULAR Phiton sepanjang 6 meter, dengan berat diperkirakan 80 kilogram ditemukan warga di belakang Kampus Unsyiah Tiga, Blangnangka, Kecamatan Blangjerango, Minggu (3/2) malam.
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Waspada/T Zakaria Al Bahri
GEDUNG peninggalan zaman Belanda yang sebelumnya berfungsi sebagai bioskop pada tahun 1970-an, berubah sebagai gedung kesenian, tapi anehnya gedung itu tidak difungsikan sebagai gedung kesenian, namun dijadikan sebagai aktivitas olahraga di jantung Kota Sabang. Foto direkam, Senin (4/2).
12.075 Perempuan Aceh Besar Terima Rp40 M INDRAPURI (Waspada): Sebanyak 12.075 perempuan Aceh Besar menerima kucuran dana hingga Rp40,6 milIar dimanfaatkan dikelola oleh kaum hawa yang bergabung dalam 1.190 kelompok Simpan Pinjam Perempuan yang difasilitasi Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perdesaan Aceh Besar. Bupati Aceh Besar Mukhlis Basyah mengatakan, total dana yang dialokasi melalui kegiatan SPP telah dimanfaatkan kaum perempuan Aceh Besar. Dalam bentuk beragam usaha- usaha
bersama, aneka usaha dan SPP. Tiap kelompok memiliki beragam jenis produk yang dihasilkan. Seperti produk kerajinan tangan berupa bordir, rencong serta beragam bentuk makanan khas Aceh. “Dari dana yang digulirkan melalui PNPM Mandiri Perdesaan telah diperoleh pendapatan hingga Rp4,6 milIar. Sebuah pendapatan yang sangat besar yang bisa diperoleh dari kegiatan yang direncanakan, dilakukan dan diawasi masyarakat,” tuturMukhlis Basyah pada kegiatan PNPM MPd Berbagi II di lapangan bola Gampong Pasar Indrapuri, Aceh Besar Selasa (5/2). Mukhlis Basyah juga mengapresiasi tingkat pengembalian pinjaman masyarakat yang setiap bulannya mencapai 97,4
persen. Dari total kelompok yang berdiri di 22 kecamatan di Aceh Besar sehingga pada 2012 dihimpun surplus/laba hingga Rp2,9 miliar. Dana tersebut pun kembali dibagi pada masyarakat dalam bentuk bantuan bagi Rumah Tangga Miskin Rp417 juta bagi 446 Rumah Tangga Miskin di 14 kecamatan. Fasilitator Keuangan (Faskeu) PNPM MPd Aceh Besar, Atini menyebutkan, dengan tingkat pengembalian yang mencapai 97 persen di 2012 pada akhir 2013 mendatang diperkirakan dana surplus yang dapat dialokasi bagi Rumah Tangga Miskin bisa mencapai Rp1 miliar. Meningkat lebih dari seratus persen dan dapat dinikmati RTM yang berada di 22 kecamatan di Aceh Besar. (cb01)
Libatkan Perempuan Dalam Pembangunan BANDA ACEH (Waspada): Duta Besar Swedia untuk Indonesia, Mrs Ewa Paloko meminta Gubernur Aceh Zaini Abdullah sebagai kepala pemerintah Aceh, untuk melibatkan kaum perempuan dalam berbagai bidang pembangunan di bumi Serambi Mekkah. Demikian disampaikan Dubes Swedia Mrs Ewa Paloko dalam pertemuan dengan Gubernur Aceh Zaini Abdullah beserta jajaran pemerintah Aceh, yang juga dihadiri Pemangku Wali Nanggroe Malik Mahmud, Senin (4/2) di Meuligo Gubernur, Banda Aceh. Menurut Ewa Paloko, Gu-
bernur Aceh Zaini Abdullah pernah lama menetap di Swedia dan tentu banyak hal yang positif dari negara itu yang bisa diterapkan di Aceh, seperti melibatkan kaum wanita dalam setiap sendi pembangunan. Pernyataan Dubes Swedia tersebut didukung Dubes Norwegia untuk Indonesia, Mr Stig Traavik yang menyebutkan Norwegia kaya karena kaum perempuan di negara tersebut semua bekerja.“Negara kami kaya karena wanitanya bekerja,” ujar Stig. Selain Dubes Swedia dan Norwegia, juga ikut bersama ke Aceh, Dubes Finlandia untuk Indonesia, Mr Kai Sauer serta
Dubes Denmark, Mr. Martin Bille Herman. Dubes negaranegara Skandinavia ini ke Aceh ingin mengetahui perkembangan ekonomi dan politik. Gubernur Zaini Abdullah yang didampingi Pemangku Wali Nanggroe menyampaikan pasca tsunami banyak kemajuan yang telah dicapai Aceh. “Perdamaian sukses dan telah memberikontribusikepadaperekonomian Aceh, seperti turunnya angka kemiskinan,” ujar Zaini. Zaini berharap kerjasama dengan negara-negara Skandinavia yang telah dilakukan selama ini hendaknya dapat dilanjutkan dan ditingkatkan. (b06)
Sanksi Dokter Nyabu Tunggu Proses BANDA ACEH (Waspada): Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Aceh masih menunggu penyelesaian proses hukum untuk menjatuhkan sanksi terhadap Dr Ikbal Ismail yang terlibat penyalahgunaan narkotika jenis sabu. Keterlibatan Ikbal dalam penggunaan sabu sangat disesalkan IDI Aceh. “Pasti ada sanksi untuk dia, tapi kita tunggu dulu proses yang berjalan,” kata Ketua IDI Aceh Fahrul Jamal, Selasa (5/2). Meski demikian, Fahrul terkesan enggan berkomentar
lebih jauh ketika ditanya kemungkinan sanksi yang akan dikenakan terhadap Ikbal sesuai kode etik kedokteran. Namun Fahrul turut menyampaikan kekecewaannya atas penangkapan Ikbal. Kekecewaan juga disampaikan pihak Rumah Sakit Umum Dokter Zainal Abidin Banda Aceh. Meski demikian penangkapan Ikbal Ismail yang tercatat sebagai pegawai negeri sipil di rumah sakit itu dinilai tidak mengganggu pelayanan terhadap masyarakat.
Seperti diketahui Ikbal Ismail ditangkap jajaran Direktorat Narkoba Polda Aceh di kawasan Aceh Besar, Kamis (24/ 2). Dalam rilis kepada wartawan, Senin(28/1), Direktur Narkoba Polda Aceh, Kombes Dedy Setyo,mengatakan pelaku ditangkap di sebuah gubuk di kawasan Lubuk Kec. Ingin Jaya Aceh besar, atas laporan masyarakat. Bersama pelaku, polisi menyita barang bukti sabu seberat, 0,2 gram berikut alat hisap serta handphone. (cb06)
Mahasiswa IAIN AR Raniry Dialog 4 Pilar BANDA ACEH (Waspada): Mahasiswa yang berasal dari berbagai fakultas dan jurusan di IAIN Ar-Raniry Banda Aceh berdialog empat pilar berbangsa dan bernegara Goes to Campus dengan anggota MPR RI, Selasa (5/2). Wakil Ketua MPR-RI Hajrianto Y Thohari menyatakan, sosialisasi empat pilar kebang-
san yakni Pancasila, Bhinneka Tunggal Ika, NKRI dan UUD 45 merupakan wujud kepedulian mereka terhadap perkembagan pendidikan saat ini. Menurutnya, masih ada dari mahasiswa yang belum memahami secara baik dan matang tentang pilar kebangsaan. Rektor IAIN Ar Raniry Banda Aceh Farid Wajdi Ibrahim me-
nyatakan, komitmen pihaknya turut berperan dalam memasyarakatkan empat pilar kebangsaan. Menurutnya, semangat itu sesuai semangat Kebangkitan Nasional dan 14 tahun reformasi sehingga memotivasi mereka untuk terus mewujudkan transformasi politik. (cb01)
Sosialisasi Perpres Dan LPSE SUBULUSSALAM (Waspada): Affan Alfian B, Wakil Wali Kota Subulussalam melakukan sosialisasi Peraturan Presiden (Perpres) RI No.70/2012 perubahan kedua atas Perpres No.54/ 2010 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dan Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) di Subulussalam, Selasa (5/2). Dalam kesempatan itu Affan menerima cinderamata dari LKPP Jakarta melalui Selamat Budiharto. Sosialisasi yang diseleng-
garakan Bagian Pembangunan Setdako itu diikuti utusan SKPK/ Pengguna Anggaran (PA) dan asosiasi terkait. Pada sosialisasi itu bertujuan meningkatkan pengetahuan PA dan pengusaha itu. Partisipasi Sukseskan Pemilu Disosialisasikan Partisipasi masyarakat mensukseskan Pemilu disosialisasikan Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kota Subulussalam di aula Setdako, Selasa (5/2).
Bersama empat komisioner, M Saraan, Ketua KIP tampil sebagai narasumber, meliputi materi garis besar tahapan Pemilu Wali Kota/Wakil (persiapan, pelaksanaan, penyelesaian) dan garis besar tahapan Pemilu DPR, DPD, DPRA dan DPRK. Selain Camat Simpang Kiri dan Penanggalan, ikut peserta sejumlah pimpinan parpol, tokoh masyarakat dan unsur lain yang dibuka staf ahli Setdako, Mahdi. (b28)
Malikussaleh yang jaraknya sekitar 250 meter dari lokasi kejadian. Kebakaran diketahui warga ketika melihat kepulan asap tebal berwarna hitam di udara. Curiga terjadi sesuatu, ratusan warga dari masjid bergerak cepat menuju lokasi kejadian. Pertolongan secara manual tidak dapat diberikan karena api telah membakar semua toko. Ke delapan toko yang terbakar itu masingmasing milik Mukhtaruddin, 48, unit, Dahri, 52, MYusuf,Yusri, Halimah dan Usman. “Semua toko tutup karena ada acara Maulid di Masjid Sultan Malikussaleh. Saya sendiri tahu musibah ini saat melihat asap tebal di udara. Saya sendiri mengalami kerugian Rp15 juta. Saya berjualan ponsel dan pulsa,” kata Dahri. Para korban berharap dapat bantuan dari Pemda Aceh Utara untuk membangun kembali toko mereka yang telah rata dengan tanah. (b18)
Operasi TNI Jaring Ratusan Sepedamotor BANDA ACEH (Waspada): Ratusan kendaraan roda dua terjaring razia gabungan personel Polisi Militer (POM) Iskandar Muda dan polisi lalulintas Polresta Banda Aceh di Jalan Chik Ditiro, Selasa (5/2) sore. Dansatlak Hartib Kapten CPM Budi Laksono mengatakan, razia gabungan ini dilakukan untuk mematuhi program yang dicanangkan Mabes TNI pada 16 Januari 2013 lalu dalam rangka Operasi Penegakan Ketertiban (Gaktib) dan Yustisi TNI 2013. Ia mengatakan, aparat POM dalam razia kali ini memback-up polisi. Jika anggota TNI melakukan pelanggaran, maka aparat POM yang menangani, sedangkan jika anggota
masyarakat yang melakukan pelanggaran, maka pihak kepolisian yang menangani. “Kegiatan ini sudah berlangsung selama dua minggu, pada minggu pertama masih tahap sosialisasi, jadi jika mereka tidak bawa kelengkapan berkendaraan dengan alasan tinggal di kantor, maka kita lepas. Namun memasuki Februari siapapun yang melanggar langsung kita tilang,” terangnya. Budi Laksono berharap kepada masyarakat dan anggota TNI agar lebih patuh dalam berkendara terutama harus selalu membawa kelengkapan surat, seperti STNK dan SIM, selain itu kendaraan harus memakai kaca spion dan menggunakan helm saat berkendara. (cb01)
Dua Awak Nelayan Hilang NAGAN RAYA (Waspada) : Dua awak nelayan boat hilang di laut Kecamatan Tadu Raya, Kabupaten Nagan. Nelayan yang menggunakan satu boat ini, pada Sabtu malam berlayar, namun setelah beberapa jam tidak kembali lagi, bahkan penduduk setempat berusaha mencari, namun tidak ada hasil. Informasi, Selasa (5/2) dari beberapa sumber mengatakan, kedua awak nelayan yang hilang yakni Syafari, 23, dan Sulaiman, 33, keduanya warga Tadu Raya. “Kami sudah berusaha mencarinya ke beberapa pinggir laut bahkan kami sudah memberitahukan kepada beberapa daerah
seperti Blagpidie dan Meulaboh haji Aceh Barat Daya dan Meulaboh,’’ kata ketua Pemuda T Ibnu Safwan. Dari amatan beberapa boat nelayan terus mencari di seluruh laut, bahkan sebagian mengarahkan ke pinggir laut dan ke daerah- daerah lain, pencarian ini lakukan secara simbolis sebanyak 10 buah boat yang sudah melakukan pencarian. Panglima laot Tadu Raya Sofian menyebutkan, pada saat mereka pergi malam tersebut semua boat sudah berada di TPI itu ketika dicek salah satu boat punya Syafari dan Sulaiman tidak kembali. (cb07)
Sekda Abdya Dituding Inkonsisten BLANGPIDIE (Waspada) : Surat Edaran Sekda Aceh Barat Daya tentang pelarangan pemakaian kendaraan dinas di luar hari kerja mulai mendapat sorotan dari sejumlah pihak. Sekda Abdya Ramli Bahar dinilai hanya ingin pamer instruksi dan dianggap tidak konsisten. Aktifis LSM Suara Untuk Demokrasi (SuDE) Abdya Syahril mengatakan hal itu, Selasa (5/2). “SE Sekda Abdya tentang pemakaian kendaraan dinas hanya sekAdar OmDo (omong doAng), kenyataannya masih banyak oknum pejabat melakukan pelanggaran terkait hal itu,” ungkap Syahril. Sekda Abdya Ramli Bahar mengakui proses penerapan aturan tersebut dibutuhkan waktu dan aturan tambahan sehingga belum dapat berjalan secara efektif, namun instruksi tersebut untuk meningkatkan efIsiensi birokrasi dan kinerja aparatur negara. LSM Sorot Pejabat Abdya Kalangan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) di Abdya mempertanyakan kemampuan
dan kelayakan 2 sosok yang menempati posisi pejabat eselon-II di lingkup pemerintahan setempat. Kedua pejabat yang dipertanyakan itu E (Asisten Pemerintahan) dan Ju, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Abdya. Menurut Syahril, Ketua LSM Solidaritas Untuk Demokrasi, Selasa (5/2), Ju sebelumnya diketahui menduduki jabatan Camat Susoh yang dimutasi dari jabatan lama sebagai KasatpolPP, WH dan Pemadam Kebakaran Abdya, saat ini Jusbar dipercayakan memimpin salah satu instansi. “Latar belakang pendidikan Jusbar juga patut kita pertanyakan,” tegasnya. Demikian juga dengan Erizal, sebelumnya diketahui tidak memiliki jabatan, saat menjabat sebagai Sekretaris Panwaslu Erizal diketahui mempunyai sejarah catatan hitam. Kepala BPBD Abdya Jusbar menolak memberi komentar, namun dia mengatakan jabatan yang diamanahkan kepadanya akan dijalankan sesuai dengan aturan main. (cb05/b08)
Harus Perhatikan Pejabat Korupsi TAKENGEN (Waspada): Walau Nasaruddin, Bupati Aceh Tengah belum mendiami pendopo sejak dilantik 27 Desember lalu, namun perbincangan tentang isu mutasi di daerah itu mulai bergulir. Mutasi besar-besaran akan terjadi di Pemda Aceh Tengah. Namun isu hangat soal pejabat korupsi, atau pejabat yang pernah mendapatkan hukuman karena jabatannya, tak kalah menarik dibahas, setelah Mendagri mengirimkan edaran tentang pejabat yang pernah korupsi.
Dalam suratnya nomor 900/4329/SJ, tertanggal 19 Oktober 2012, Mendagri mengingatkan gubernur, kepala daerah/ wali kota, PNS yang telah menjalani hukuman pidana disebabkan tindakan pidana korupsi atau kejahatan karena jabatannya, agar tidak diangkat dalam jabatan struktural. Peringatan Mendagri itu menjadi pembahasan, karena di Aceh Tengah ada pejabat yang sudah menjalani hukuman akibat korupsi , namun masih mendapat kepercayaan menduduki jabatan struktural. (b32)
Klaim Warga Hambat Pembangunan Tanggul TAKENGEN (Waspada): Pembangunan tanggul dan taman bermain yang menjadi program Pemkab Aceh Tengah sejak 2004 di sepanjang sisi danau Lut Tawar, tepatnya dari Mendale hingga Kampung Boom, Aceh Tengah masih terkendala. Hal tersebut disebabkan masih adanya klaim warga tentang ganti rugi pembebasan tanah. Padahal bila pembangunan berjalan lancar akan membantu pertumbuhan ekonomi berupa usaha kuliner, wisata keluarga dan anakanak. Bupati Aceh Tengah Nasaruddin, mengatakan, persoalan itu mengemuka dalam rapat
membahas pembangun tanggul , di ruangan Oproom Setdakab Aceh Tengah, Selasa (5/2). “Harusnya sejak pembangunannya dimulai 2004 lalu, paling lama 5 tahun kemudian program ini telah selesai. Namun karena terkendala, hingga kini masih berlarut. Dampaknya, tanggul yang telah ditimbun sebelumnya menimbulkan genangan air dan sebagainya,” jelasnya. Adapun kendala lainnya, tambahnya, yaitu belum adanya titik temu antara pemerintah dan warga mengenai pembebasan lahan. Persoalan ini juga telah berimbas enggannya pihak Provinsi Aceh untuk membantu anggaran. (cb09)
Kandidat Presma UGL Tes Urine KUTACANE (Waspada) : Universitas Gunung Leuser (UGL) Aceh Tenggara (Agara), Senin (4/2) melakukan tes urine bagi tiga pasangan calon presiden dan wakil presiden mahasiswa UGL. Ketua panitia seleksi calon presiden mahasiswa UGL, Ferianto Wibowo mengatakan, 3 pasangan yang bakal tarung, pasangan Eka Prasetio – Nadri Adlami, dan Zulyadin berpasangan dengan Dedi Mizuar, serta pasangan Juliansyah - Rudianto Hutaraja.
Dan dalam rangka mendukung komitmen perang terhadap narkoba di Agara, kata Ferianto Wibowo, panitia menyepakati dilakukan tes urine pada semua kandidat dilakukan Nanda bersama utusan BNK Agara mewakili Kabag Ops Kompol Safrinizal yakni Kasatpol PP Agara Rahmad Fadli. Pemilihan presiden Mahaiswa digelar 11 februari 2013, memperebutkan 300 suara mewakili ruangan program studi ditetapkan 5 orang memiliki suara. (b25)
Aceh
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
Desa Pulo Terancam Tenggelam
Bidan Tewas Korban Laka Lantas BIREUEN (Waspada): Munidar, 34, seorang bidan desa (bides) yang bertugas di Puskesmas Pandrah, Bireuen, Senin (4/2) tewas beberapa saat setelah sepedamotor Supra X 125 BL 3468 ZN yang dikendarainya dihantam mobil Panther Isuzu minibus BL 888 ZZ yang disopiri Guntala, 53, warga Gampong Baro, Kota Juang, dari arah belakang saat hendak berbelok ke tempat tugasnya. Informasi yang diperoleh, Senin (4/2) korban tewas setelah sepedamotor yang dikendarainya dari arah Samalanga dihantam mobil pelaku yang datang dari arah yang sama saat hendak berbelok ke Puskesmas Pandrah. “Saat itu korban terlihat ragu-ragu hendak berbelok, karena di belakangnya ada mobil sehingga kecelakaan itu tak terhindarkan,” kata Kapolres Bireuen AKBP Yuri Karsono melalui Kasat Lantas Polres Bireuen, AKP Thomas Nurwanto seraya menambahkan, kasus tersebut sudah ditangani dan kedua kendaraan sudah diamankan. Sehari sebelumnya, dalam kasus kecelakaan di Desa Gampoeng Baroe, Kota Juang, Bireuen, Minggu (3/2), Imran, 19, pengendara Scoopy, asal Desa Cot Batee, Kec. Kuala, luka kritis, akibat sepedamotor yang dikendarainya tabrakan dengan sepedamotor jenis Suzuki Satria BL 6137 PS yang dikendarai Rifaldi, 24, asal Pidie. (cb02)
Camat Lantik Jamaluddin Keuchiek Paya Kareung
BIREUEN (Waspada):Yulian M Yusuf, 40, seorang penjahit bordir di pasar Gandapura, Bireuen, terpilih sebagai ketua Asosiasi Pedagang Kota (APK) Gandapura, Bireuen priode 20132016, dalam acara pemilihan yang dilaksanakan di Alun-Alun pasar setempat, Minggu (3/2). Terpilihnya, pria asal Desa Samuutti Krueng untuk menjadi orang nomor satu di organisasi pedagang tersebut setelah dia memperoleh 51 suara, sedangkan 4 rivalnya, yaitu Surya, Azhari, SPd, Zulkifli, Dahlan Usman mendapat suara di bawahnya. Koordinator lapangan, Ridwan Sulaiman, kepada Waspada, Selasa (5/2) mengatakan, pemilihan APK Gandapura yang diketuai, Fauzi, merupakan yang baru pertama diadakan di Bireuen. “Acara pemilihan diikuti 157 dari 200 pedagang yang ikut dihadiri pihak Muspiika setempat dan ketua terpilih akan dilantik dalam waktu dekat ini,” katanya. (cb02)
Peredaran Togel Di Samalanga Dikabarkan Kian Meresahkan BIREUEN (Waspada): Peredaran nomor buntut Toto Gelap (togel) di kawasan kecamatan Samalanga, Bireuen, dikabarkan sudah sangat meresahkan warga di kawasan kecamatan yang berjulukan Kota Santri itu. Pasalnya, semakin hari kian marak dijual agennya kepada masyarakat setempat. “Peredaran Togel di Samalanga sekarang ini benar-benar sangat meresahkan dan sangat menodai Kecamatan Samalanga yang banyak terdapat dayah dan berjulukan kota santri,” kata Ketua DPW-FPI Bireuen, Tgk Zainuddin MZ kepada Waspada, Selasa (5/2). Menurutnya, maraknya para agen nomor buntut atau kian maraknya togel di kawasan kecamatan paling barat Bireuen, karena diduga dibacking oknum tertentu. “Kami tidak akan tinggal diam dan hari ini juga (kemarin-red) akan menemui seorang pimpinan aparat keamanan untuk melaporkan oknum anggota yang diduga kuat telah membacking beredarnya judi buntut di Kecamatan Samalanga,” katanya. (cb02)
Aliran Krueng Batee Iliek Jadi WC Cemplung SAMALANGA (Waspada) : Sejumlah warga desa yang bermosili di aliran sebelah barat Krueng Batee Iliek, Kecamatan Samalanga masih menggunakan WC cemplung darurat di atas saluran irigasi sawah di depan rumahnya. Waspada saat melintasi sepanjang aliran Krueng Batee Iliek melakukan pemantauan banjir yang melanda Kecamatan Samalanga, Simpang Mamplam dan Kecamatan Pandrah, Minggu (3/2), terlihat WC cemplung darurat di atas saluran irigasi sawah masih berjejer di sepanjang jalan sebelah barat Krueng Batee Iliek. Saluran irigasi itu sebagai saluran air dari Krueng Batee Iliek untuk mengairi areal persawahan, juga digunakan warga setempat sebagai tempat mencuci pakaian, piring makan dan WC tempat buang hajat warga. Anehnya di sepanjang jalan aliran Krueng Batee Iliek sudah berjejer rumah-rumah warga dalam bentuk permannen, namun suatu hal yang masih merusak pemandangan, pencemaran lingkungan dan mengundang penyakit, karena masih banyak terdapat WC cemplung darurat di depan rumahnya. (b12)
Waspada/H.AR Djuli
WC CEMPLUNG darurat berdinding bluet (anyaman daun kelapa) masih nampak berjejer sebelah barat sepanjang aliran Krueng Batee Iliek, Keamatan Samalanga.
Penerbangan Di Bandara SIM Banda Aceh Garuda Indonesia
GA 142 Jakarta/Medan GA 146 Jakarta/Medan
Lion Air
JT 304 Jakarta JT 306 Jakarta/Medan JT 396 Jakarta/Medan
Sriwijaya Air
SJ 010 Jakarta/Medan
Air Asia
QZ 8023 Medan AK 1305 Kuala Lumpur *
Fire Fly
FY 3401 Penang* * Setiap Senin, Rabu, Jumat dan Minggu.
Berangkat (flight, tujuan, waktu)
10:40 16:00
GA 143 Medan/Jakarta GA 147 Medan/Jakarta
11:20 16:45
11:35 15:55 21:30
JT 397 Medan/Jakarta JT 307 Jakarta JT 305 Medan/Jakarta
06:00 12:15 16:35
13:10
SJ 011 Medan/Jakarta
13:40
12:00 11:00
QZ 8022 Medan AK 1306 Kuala Lumpur*
12:25 11:30
14:00
FY 3400 Penang*
14:20
Peudada. Erosi tebing Krueng Peudada tidak hanya mengancam tenggelamnya Desa Pulo, juga fondasi hulu jembatan Peudada sebelah timur sebuah jembatan Jalinsum terpanjang di Aceh akan rubuh diterjang banjir selama musim penghujan semakin mengganas. Selain itu dermaga PPI (Pelabuhan Pendaratan Ikan) Peudada terancam diterjang banjir, karena itu masyarakat Desa Pulo berharapa pihak dinas terkait perlu segera mengatasinya. Kepala Dusun PPI Pante Kareng, Desa Pulo Hasan Basri, mengatakan, kondisi jalan masuk PPI Peudada masih menggunakan jalan desa sudah 13 tahun tidak pernah drehab dan diaspal. Saat ini kondisi jalan masuk PPI Peudada sudah rusak parah berlubang-lubang. (b12)
Abrasi Kian Ancam Desa Juli Barat Waspada/AR Djuli
Penjahit Bordir Jadi Ketua APK Gandapura
Tiba (flight, asal, waktu)
PEUDADA (Waspada) : Setiap musim penghujan, Krueng Peudada meluap menerjang tebing sungai. Terjangan banjir bandang barubaru ini telah mengakibatkan erosi tebing semakin meluas. Sepanjang satu kilometer kebun kelapa penduduk di sepanjang aliran sungai sudah amblas ke sungai diterjang banjir. Peutua Tuha Puset Desa Pulo Mukhlis di Peudada, Selasa (5/2) mengatakan, warga Desa Pulo yang berdomisili di sepanjang aliran Krueng Peudada setiap hujan turun semain cemas terhadap banjir. Mayarakat Desa Pulo sangat berharap Dinas Pengairan Provinsi dan Kabupaten Bireuen segera mengatasi erosi tebing Krueng Peudada yang semakin meluas memasang tiang pancang dan batu beronjong sebelah timur aliran Krueng
ABRASI tebing Krueng Peudada, Bireuen makin meluas. Kebun penduduk sepanjang aliran Krueng Peudada sudah amblas ke sungai diterjang banjir.
GANDAPURA (Waspada): Camat Gandapura, Mawardi SSTP, melantik Jamaluddin bin Abdullah, 45, yang terpilih sebagai Keuchiek Desa Paya Kareung, Kec. Gandapura menggangtikan Muhammad Samion yang telah habis masa jabatannya di meunasah desa setempat, Senin (4/2). Camat berharap kepada keuchik yang baru dilantik supaya menjalankan tugasnya dengan baik serta mengutamakan musyawarah dalam segala hal dalam mengambil keputusan berbagai persoalan. “Selain berkoordinasi dengan para perangkat desa juga harus membangun komunikasi dengan imum mukim,” pesannya. (cb02)
B11
Bisnis Amoral Akibat Krisis Iman Dan Moral
BIREUEN (Waspada): Bisnis amoral yang terjadi di Kabupaten Bireuen tidak semata-mata bermotif ekonomi, namun kejadian ini juga akibat dari krisisnya nilai-nilai iman dan moral dikalangan generasi muda. Karenanya, perlu adanya terobosan baru dalam sistem pendidikan kita. Demikian antara lain disampaikan salah seorang tokoh masyarakat di Bireuen, Armia, SH kepada Waspada, Selasa (5/ 2). Armia menyarankan, agar lembaga penyelenggara pendidikan formal perlu adanya peningkatan pendidikan keagamaan dan bimbingan moral. “Kalau kami pikir, Pemerintah Kabupaten Bireuen melalui Dinas Syariat Islam bekerjasama dengan para ulama dapat memberikan penyuluhan yang terfokus pada dampak negatif dari pergaulan bebas serta dosa pelaku zina di sekolah-sekolah,” ucap Armia. Apalagi, dari berita di media
massa yang dibacanya, pelaku bisnis amoral ini melibatkan remaja putri yang seusia pelajar SMP atau SMA, sehingga upaya penanggulangan melalui penyuluhan di sekolah-sekolah mutlak diperlukan. Karenanya, upaya pencegahan sebagaimana pencegahan terhadap pendangkalan aqidah juga perlu kita lakukan untuk pencegahan krisis moral atau perilaku yang menyimpang ini. Selain itu, kata Armia, upaya pencegahan terjadi kejadian ini di masa mendatang, kita semua selaku orangtua perlu melakukan pengontrolan terhadap anak-anak, baik saat berada di rumah maupun lingkungan dia bergaul. Disebutkan, tanggung jawab orangtua untuk membimbing anaknya tidak hanya dengan sekedar memberikan kebutuhan materi dan menyekolahkannya. Namun, jauh dari itu, orangtua juga harus mengetahui tentang perilaku anakanaknya. “Kalau alasannya ingin belajar kelompok, kita selaku orangtua harus tahu dimana tempat belajarnya,” ucap Armia seraya
menyebutkan, hal ini juga bagian dari upaya untuk mencegah terjadinya hal-hal yang tidak kita inginkan. Lebih jauh Armia menyebutkan, untuk membatasi ruang gerak pelaku bisnis amoral ini perlu juga adanya pengontrolan sosial yang dilakukan masyarakat, terutama di lingkungan kita masing-masing. DPW-FPI Apresiasi Polres Bireuen Dewan PimpinanWilayahPengurus Front Pembela Islam (DPW-FPI), Bireuen, memberi apresiasi kepada jajaran Polres Bireuen, yang telah membongkar kasus prostitusi dengan menjual gadis ABG usia SMP dan SMA yang terjadi di Bireuen selama ini. namun, mereka mengutuk keras para pelakunya. “Kita beriapresiasi kepada PolresBireuen,karenatelahmembongkar kasus prostitusi itu,” kata Ketua DPW-FPI Bireuen, Zainuddin MZ Albiruny, Selasa (5/2). “Harapan kami, kasus ini diungkap hingga tuntas dan pihak yang terlibat harus ditangkap serta diproses sesuai dengan hukum yang berlaku,” tegas Zainuddin. (b17)/cb02)
Hindari Pemerkosaan ABG Dibacok Pemuda KUTAMAKMUR (Waspada): Seorang ABG Gampong Buket Kecamatan Kuta Makmur, Aceh Utara mengalami luka bacok di bagian kepalanya oleh seorang pemuda karena melawan saat mau diperkosa ZK, 19, Minggu (3/2) sore. Gadis yang tercatat sebagai siswi SMAN 1 Kuta Makmur, Aceh Utara dan warga Gampong Buket kecamatan setempat. Dia harus terbaring lemas di Puskesmas Kuta Makmur malam itu. Dia dibacok di bagian kepala karena melawan saat akan diperkosa oleh ZK, 19 asal kecamatan setempat, Minggu sekira pukul 16.30. Zulkifli, 30, warga setempat mengatakan, kejadian itu saat dia sedang pulang mencari kayu bakar di kebun sawit Syarimin. Kemudian dia dibuntuti pelaku, sehingga di saat lokasi dan waktu yang tepat, korban disekap
mulutnya, dan berontak berontak dengan spontan. Namun kekuatan korban tidak sebanding dengan kekuatan pelaku. Kemudian korban menggigit tangan pelaku sehingga dan meminta tolong, namun keadaan sangat tidak mendukung karena suara mesin pemotong kayu di sekeliling itu. Dengan sekuat tenaga korban berontak sehingga terlepas dari cengkramannya dan sempat melihat pelaku. Tanpa mau mengambil risiko, rupanya pelaku yang telah terlanjur dikenali korban, akhirnya membacok korban dengan parang di kepala korban, sehingga mengalami tiga luka bacok di kepalanya, dan pingsang selama 30 menit. Saat seorang warga sedang mencari lembunya, melihat ada orang yang terbaring di tanah dan mendekatinya dan melihat
korban berlumuran darah yang kebetulan warga desanya. Kemudian kejadian ini dilaporkan ke warga lain dan akhirnya dilarikan ke Puskesmas Kuta Makmur untuk menerima perawatan. Zainal, seorang piket di Puskesmas Kuta Makmur mengatakan, sekira pukul 22:00 itu, korban dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah Cut Meutia Aceh Utara di Lhokseumawe. “Kejadian ini kami belum mengetahui motifnya. Tapi tersangka pembacokan sudah kita ditahan di Mapolsek Kuta Makmur. Belum bisa kami jelaskan, karena korban masih dirawat di RSUD Cut Meutia di Lhokseumawe. Korban mengalami luka di bagian kepala dan belakang,” ujar Kapolres Lhokseumawe AKPB Kukuh Santoso melalui Kapolsek Kuta Makmur, Iptu Safaruddin, Senin (4/2). (cmk)
Bener Meriah Dan Bireuen Serobot Lahan Aceh Utara LANGKAHAN (Waspada): Kabupaten Bener Meriah dan Kabupaten Bireun diduga telah melakukan penyerobotan lahan milik Pemkab Aceh Utara. Penyerobotan itu dilakukan dengan cara menggeser tapal batas pada titik koordinat yang telah ditentukan. Persoalan itu telah menciptakan kegelisahan bagi warga yang tinggal di daerah perbatasan Aceh Utara. Alimat, Geusyik Gampong Leubok Pusaka, Kecamatan Langkahan, Aceh Utara pada tahun 2011 telah mengirimkan surat kepada Kabag Pemerintahan Aceh Utara untuk memberitahukan kalau Pemerintah Kabupaten Bener Meriah telah menggeser tapal batas wilayah lebih kurang sejauh 5 kilometer. Dalam surat itu, Alimat mewakili 200-an kepala keluarga Gampong Leubok Pusaka meminta Pemerintah Kabupaten Aceh Utara untuk segera menyelesaikan sengketa tapal batas. Pasalnya, sekarang ini telah banyak warga di sana mengantongi KTP Bener Meriah sementara tempat tinggal mereka berada di wilayah Aceh Utara. Dikhawatirkan jika tidak segera diselesaikan, wilayah itu akan benar-benar menjadi milik Pemkab Bener Meriah.”Sekarang ini kami di Gampong Leubok Pusaka sangat resah dan ge-
lisah akibat persoalan tapal batas. Mohon Bapak Bupati segera menyelesaikan persoalan ini sebelum menjadi sangat serius,” kata Alimat dalam surat tersebut. Murtala, Kabag Pemerintahan Kabupaten Aceh Utara kepada Waspada, Selasa (5/2) mengaku telah menerima surat aduan dari Geusyik Gampong Leubok Pusaka. Penyelesaian tapal batas antar kabupaten menjadi kewenangan Pemerintah Provinsi Aceh. Karena itu, pihaknya telah mengirimkan surat ke Bagian Pemerintahan Provinsi Aceh beberapa waktu lalu, namun pihak provinsi memberitahukan sekarang ini mereka belum dapat berkonsentrasi untuk masalah tapal batas di Aceh Utara. Karena mereka sedang menyelesaikan persoalan tapal batas Kabupaten Aceh Timur dan Bener Meriah. Setelah persoalan di sana selesai, baru pihak provinsi dapat menyelesaikan persoalan yang terjadi di Aceh Utara. “Ini dikatakan sekitar dua tahun lalu, namun sampai sekarang belum ada kabar kalau pihak provinsi akan menyelesaikan masalah yang ada di Aceh Utara. Karena itu, kami dari Aceh Utara meminta Kabag pemerintahan Provinsi Aceh un-tuk fokus pada persoalan tapal batas di Aceh Utara,” kata Murtala.
Pada kesempatan itu Murtala juga mengatakan, bukan hanya wilayah Kecamatan Langkahan yang diserobot oleh Pemkab Bener Meriah, namun juga empat kecamatan lainnya yaitu Paya Bakong, Geureudong Pase, Nisam Antara, Sawang, Nisam, Kuta Makmur dan Meurah Mulia. Persoalan terbaru terjadi pada perbatasan Kecamatan Sawang dengan Kecamatan Siblah Krueng, Kabupaten Bireuen dan berbatasan dengan Bener Meriah. Persoalan di Bireuen, pergeseran tapal batas dilakukan oleh pengusaha Bireun. Pihak pengusaha mengklaim kalau lahan garapan mereka seluas 4 km merupakan kawasan Bireuen. “Kita juga telah mempertanyakan persoalan ini dan pihak provinsi telah menurunkan tim ke sana untuk menyelesaikan, tapi hasil kunjungan belum dilaporkan ke Pemkab Aceh Utara. Kita menginginkan masalah ini cepat selesai. Persoalan Bireuen dan Aceh Utara kami anggap tidak terlalu sulit karena Bireuen merupakan pecahan dari Aceh Utara, jadi meskipun tapal batas digeser titik koordinatnya kita masih tahu,. Masalah Aceh Utara-Bireuen baru terjadi pada akhir tahun 2012,” kata Murtala. (b18)
BIREUEN (Waspada): Desa Juli Barat, Kec. Kuala, Bireuen, kini semakin terancam dengan abrasi pantai yang kian mengganas menghantam desa pinggir laut. Bahkan, sekitar 500 meter tepian pantai dalam beberapa hari belakang ini telah ambruk diterjang arus. Hal itu diungkapkan, Keuchik Krueng Juli Barat Suryadi Ibrahim, 42, Selasa (5/2), terkait kondisi desanya akibat terus dihantam air laut terutama pada saat pasang purnama terjadi dalam beberapa hari belakangan ini. “Abrasi pantai semakin dekat dengan rumah warga dan bantaran tepian pantai sudah rusak parah sekitar 500 meter,” jelasnya. Selain itu, sambungnya, satu unit rumah berkonstruksi kayu milik Baktiar, 60, warga setempat, Senin (4/2) dini hari ambruk telah diterjang ombak
dan sekarang satu balai aroen (balee peuniyoeh) nelayan dan satu MCK di Tempat Pendaratan Ikan (TPI), meunasah di desa itu kini semakin terancam akan ikut ambruk, bila abrasi tak segera ditangani. Menurutnya, abrasi semakin mengganas terjadi dalam bulan ini dan kini mulut kuala juga sudah berpindah ke sebelah barat mulut kuala sebelumnya, sehingga air buangan dari Kota Bireuen sudah berpindah. Yang paling mengkhawatirkan warga sekarang ini adalah musim timur yang juga sangat rentan bertambah meluasnya abrasi. “Kami sangat berharap ada perhatian kepada desa kami dari pemerintah dengan membangun tanggul tanggul pemecah ombak di tepi pantai,” harap Keuchiek. (cb02)
Camat Tanah Jambo Aye Diperiksa Polisi PANTONLABU (Waspada): Camat Tanah Jambo Aye, Amir Hamzah, diperiksa polisi terkait kasus pencemaran nama baik dan penghinaan terhadap Wakil Ketua PWI Aceh Utara, M Jakfar Achmad oleh preman gampong, Situ, 28 Januari 2013 lalu. “Pak camat kita panggil dan kita periksa sebagai saksi, kemarin,” kata Kapolres Aceh Utara AKBP Farid BE melalui Kapolsek Tanah Jambo Aye, Iptu Mukhtar, Selasa (5/2). Dalam kesaksiannya, lanjut Kapolsek, camat mengakuimelihatSitubersikapkasarpadakorban. “Saat itu, camat mengaku panik dan sibuk
mengamankan korban. Ia khawatir keributan makin parah. Sehingga tak sempat mendengar jelas kalimat makian dan hinaan yang keluar dari mulut pelaku,” tambah Kapolsek didampingi Kanit Reskrim Bripka Jasman. Sekcam Tanah Jambo Aye, Ramli, juga akan segera dipanggil serta diperiksa sebagai saksi dalam kasus ini. “Sementara Situ dan Silipeih akan kita BAP setelah Sekcam diperiksa. Setelah itu, kedua pihak kita pertemukan untuk konfrontasi sekaligus memberi kesempatan untuk proses mediasi,” ujar Kapolsek. (b19)
Lhokseumawe Tawarkan Rp5 M Kompensasi Peralihan Aset LHOKSEUMAWE (Waspada): Guna mengakhiri sengketa peralihan aset daerah milik Pemkab Aceh Utara, Selasa (5/2), Pemko Lhokseumawe menawarkan nilai ganti rugi sebesar Rp5 miliar untuk kompensasi sejumlah aset di kawasan di Desa Mon Geudong, Kecamatan Banda Sakti. Menurut Sekdako Lhokseumawe Dasni Yuzar, untuk menyelesaikan masalah peralihan sejumlah aset milik Pemkab Aceh Utara, Pemko Lhokseumawe hanya mampu mengalokasikan dana Rp5 miliar. Sekda menjelaskan, anggaran sebagai kompensasi untuk ganti rugi beberapa aset di Desa Mon Geudong yang dibahas dalam pertemuan awal dengan Pemkab Aceh Utara. Antara lain bekas kantor Pertambangan, bekas kantor Bina Marga, pertapakan tanah yang dibangun kantor Bappeda dan kantor Pekerjaan Umum Lhokseumawe. Termasuk Stadion Tunas Bangsa. Sekda menilai proses pembahasan penyelesaian aset daerah dengan Pemkab Aceh Utara
sampai sekarang masih alot dan berlangsung dengan baik tanpa adanya kendala. Akan tetapi, lantaran kondisi anggaran terbatas, Pemko Lhokseumawe tidak mampu memenuhi tawaran kompensasi Pemkab Aceh Utara yang sebelumnya mencapai Rp10,5 miliar. Sehingga nilai kompensasi sebesar Rp5 miliar menjadi harga mati. Sekdakab Aceh Utara Syahbuddin Usman mengatakan, upaya menuntaskan soal peralihan aset daerah masih akan terus berlanjut secara persuasif dan profesional. Kadis Pengelolaan Keuangan dan Kekayaan Daerah Aceh Utara Iskandar Nasri menuturkan, sesuai pembahasan awal, nilai kompensasi peralihat aset yang ditawarkan tidak termasuk Stadion Tunas Bangsa. Terkait tawaran tersebut, pihak Pemkab Aceh Utara sudah melakukan koordinasi dengan DPRK Aceh Utara. Hasilnya eksekutif dan legislatif Kabupaten Aceh Utara sepakat menawarkan kembali harga kompensasi Rp7, 5 miliar kepada Pemko Lhokseumawe. (b16)
Jalan Terminal Bus Senilai Rp1,4 M Tak Selesai LHOKSEUMAWE (Waspada): Pengerjaan proyek jalan terminal bus Kota Lhokseumawe, bernilai Rp1,4 miliar lebih dengan sumber angaran APBK 2012 tak kunjung selesai meski sudah 2013. Proyek ini baru dikerjakan pada akhir 2012 kemarin, tapi anggaran cair sudah mencapai 80 persen. Data dihimpun dari info pelelangan, proyek ini berkonstruksi rangka beton sepanjang 200 meter berdasarkan kode lelang No.107261 yang diumumkan melalui LPSE Kota Lhokseumawe pertengahan 2012 lalu. Pagu anggaran Rp1.5 miliar dan dimenangkankan CV Purnama dengan alamat kantor Jalan Merdeka No.33, dan harga penawaran Rp 1.433.500.000. Meski diumumkan pertengahan tahun lalu, proyek ini baru dikerjakan di akhir tahun 2012, sehingga tak mencapai target penyelesaian 100 persen di tahun berjalan. Tak hanya itu, pun demikian, soal dana dikabarkan sudah dicairkan menjelang budget anggaran mencapai 80 per-
sen meski pekerjaan diperkirakan baru mencapai 20 persen saat itu. Menurut salah seorang warga komplek terminal Bus Lhokseumawe persisnya di pinggir jalan, Eri, jalan ini mulai dikerjakan akhir tahun 2012 lalu.Waktu itu dikerjakan sistem kejar waktu hanya sekitar 50 meter selesai, sedangkan lainnya baru mulai dikerjakan memasuki tahun 2013. Pantauan Waspada, jalan sepanjang 200 meter ini terkesan tertutup karena papan nama proyek juga tidak dipasang dan membuat publik tidak mengetahui rekanan pelaksana dan besarnya pagu anggaran. Namun lokasinya tak jauh dari kantor Pekerjaan Umum (PU) setempat, sekitar 200 meter. Kadis PU Kota Lhokseumawe, T. Zahedi meskipun telah berkali-kali dikonfirmasi, namun nada dari ponselnya berbunyi tinggalkan pesan setelah nada berikut. begitu juga melalui pesan singkat tidak dibalasnya. (cmk)
Warga Terpencil Butuh Sarana Pendidikan LANGKAHAN (Waspada): Puluhan keluarga yang menetap di kawasan terpencil Langkahan, Aceh Utara membutuhkan sarana pendidikan. Setelah mereka menetap di komplek perumahan sederhana bantuan Kementerian Sosial, mereka meminta dibangun sekolah dan tempat pengajian. Tokoh warga Langkahan, Sulaiman, Selasa (5/2) mengatakan, saat ini warga sangat membutuhkan sarana pendidikan. “Sekolah dan balai pengajian di sini belum ada,” ungkapnya. Sebelumnya, puluhan Waspada/Zainal Abidin keluarga menetap berpen- WARGA Dusun Sarah Raja, Gampong Lubok Pusaka, Kecamatan car di kawasan perkebunan. Langkahan, Aceh Utara sedang menerima kunci rumah bantuan Namun setelah kementerian dari Wakil Bupati Muhammad Jamil, Selasa (5/2). membangun komplek, mereka mulai tinggal bersama. Kendati telah Untuk bisa mencapai sekolah di kawasan Tanah mendapat rumah, namun warga terpencil ini Merah, anak-anak terpaksa melintasi sungai masih membutuhkan sarana pendidikan. sejauh 12 kilometer. (b15)
Aceh
B12
Ratusan Mantan Pekarya Pertamina Rantau Gelar Aksi Demo
Laka Tunggal, Karyawan BUMN Tewas PEUREULAK (Waspada): Kecelakaan tunggal kembali terjadi di Jalinsum Banda Aceh - Medan persisnya di KM 387-388 Gampong Blang Bitra, Kecamatan Peureulak Kota, Aceh Timur, Senin (4/2) sekira pukul 12:00. Laka tunggal kali menimpa satu unit mobil pick-up angkutan barang jenis Panther BL 8287 PV. Akibatnya, Hermanto, 30, karyawan BUMN asal Gampong Beurandeh, Kota Langsa meninggal dunia. Sementara temannya Sulviana, 34, karyawan BUMN asal Gampong Paya Tenggar, Kec. Manyak Payet. Kab. Aceh Tamiang. Kejadian berawal ketika mobil barang Isuzu Panther BL 8287 PV yang dikemudikan Hermanto melaju dari arah Medan menuju arah Banda Aceh dengan kecepatan tinggi. Sesampai di lokasi jalan menikung ke kanan tiba-tiba mobar Isuzu Panther oleng, sehingga terbalik ke beram jalan yang mengakibatkan pengemudi mengalami luka berat. Warga kemudian mengevakuasi korban ke RSRM Peureulak Kota. Namun karena banyaknya darah yang dikeluarkan Hermanto menghembuskan nafas terakhir di RSRM Peureulak. Sementara teman Sulviana mengalami luka berat dan dirujuk ke RSUD Langsa. Kapolres Aceh Timur AKBP Muhajir, SIk melalui Kasat Lantas, Iptu Teysar Rhofadli P saat diikonfirmasi Waspada Selasa (5/ 2) membenarkan. (b24)
Alumni SMAN-3 Langsa Gelar Lomba Hitung Cepat LANGSA (Waspada): Persaudaraan alumni SMAN Tiga (PASTI) Langsa dalam waktu dekat akan menggelar lomba menghitung cepat tingkat SD, SMP dan SMA yang akan dilaksanakan di tiga kabupaten/kota yakni, Kota Langsa, Kabupaten Aceh Timur dan Kabupaten Aceh Tamiang. Demikian panitia pelaksana, Fauzi Fazhari danWisuda Nugraha di sekretariat pendaftaran peserta lomba menghitung cepat di SMAN 3 Langsa, Senin (4/2). “Kegiatan ini bertujuan untuk mengupayakan kepada siswa/ i yang sedang duduk di bangku sekolah agar lebih terpacu mengikuti mata pelajaran dan nantinya dapat menyukai sehingga akhirnya akan mencintai mata pelajaran menghitung di sekolah masing-masing,” katanya. Adapun kategori yang diperlombakan dalam lomba menghitung cepat yaitu penjumlahan dan pengurangan, bagi peserta tingkat Sekolah Dasar (SD) yang boleh mengikuti lomba ini dimulai dari duduk dibangku kelas 4, 5 dan 6. Penndaftaran dibuka mulai dari 21 Januari sampai 15 Februari 2013, dan lomba menghitung cepat ini akan dilaksanakan, Minggu, 17 Februari 2013, dimulai pukul 08:30 sampai selesai di SMA Negeri 3 Langsa. (m43)
Isak Tangis Warnai Perpisahan Kadisdik IDI (Waspada): Setiap pertemuan pasti ada perpisahan. Bekerjalah dengan baik dan layani para guru dan kepala sekolah dengan santun, sehingga tidak ada stakeholder tidak ada yang kecewa. “Terus bekerja untuk memajukan pendidikan Aceh Timur. Meskipun sekarang pendidikan sudah cemerlang, tapi harapan saya kedepan makin maju,” kata mantan Kepala Dinas Pendidikan Aceh Timur, H Agussalim ketika perpisahan dengan jajaran Dinas Pendidikan di Aula Disdik di Idi, Selasa (5/2) pagi. Terhitung sejak Senin (4/2), H.Agussalim resmi dilantik menjadi staf ahli Bupati/Wabup Aceh Timur Bidang Pemerintahan. Meskipun dengan rasa sedih dan berat, namun H Agussalim mengaku harus berpisah dengan staf dan para Kasi dan Kabid serta Sekretaris Dinas di jajaran Disdik Aceh Timur, karena tugas dan tanggungjawab yang diberikan pimpinan berada di tempat lain. Tetapi, dia tetap meminta seluruh jajaran yang selama ini telah melaksanakan tugas dengan baik bersamanya agar terus bekerja dengan baik dan lebih baik lagi. H Agussalim tercatat sebagai sebagai Kadis Pendidikan Aceh Timur terlama selama Aceh Timur dimekarkan dari Kota Langsa yakni mencapai 4 tahun 10 bulan. Dia dilantik menjadi Kadisdik Aceh Timur melalui fit and profer test Pemkab Aceh Timur awal tahun 2008 silam. “Bekerjalah dengan Kadis Pendidikan Aceh Timur yang baru—Abd.Munir, SE.MAP—karena beliau juga sosok figur yang baik dan mudah melakukan koordinasi untuk kepentingan dinas, apalagi beliau sudah pernah menjabat Camat dan Asisten III Setdakab Aceh Timur,” ujar H Agussalim. (b24)
Waspada/M.Ishak
H AGUSSALIM, mantan Kadis Pendidikan Aceh Timur berpelukan dengan ajudannya dan para staf jajaran Disdik Aceh Timur saat perpisahan di Kantor Dinas Pendidikan Aceh Timur di Idi, Selasa (5/2).
WASPADA Rabu 6 Februari 2013
KUALASIMPANG ( Waspada ): Ratusan mantan pekarya Pertamina Rantau, Kabupaten Aceh Tamiang sudah dua hari menggelar aksi demo yang berlangsung di depan pintu gerbang perusahaan penghasil minyak dan gas itu.Para pendemo menuntuk pihak Pertamina untuk memperkerjakan ratusan pekarya yang telah di PHK,Senin-Selasa (4-5 /2) Pada aksi demo yang berlangsung,Senin ( 4/2), para pendemo sempat menjungkirbalikan sebuah mobil operasional yang digunakan Pertamina. Sopir dan penumpang mobil disuruh turun dan selanjutnya mobil didorong ramai-ramai, sehingga jungkir balik di atas badan jalan di kawasan jalan Rantau. Mobil sudah diamankan aparat kepolisian setempat. Selanjutnya, mantan pekarya yang bekerja pada vendor ( perusahaan pemasok tenaga kerja) di Pertamina Rantau itu melanjutkan aksi demo di depan pintu gerbang perusahaan, Selasa (5/2). Menurut catatan Waspada, kasus pergelo-
Waspada/dede
SALAH satu alat beko Dinas PU sedang membongkar gorong-gorong ruko di persimpangan Jalan Islamic Centre dan Jalan A Yani, yang menjadi penyebab banjir dan menggenangi kantor Dinas PU saat hujan, Senin (4/2). Foto direkam, Selasa (5/2).
Normalisasi Drainase Di Langsa Mendesak LANGSA (Waspada): Menyikapi terjadinya banjir di beberapa kawasan dan jalan protokol di Kota Langsa akibat guyuran hujan sepanjang hari, Senin (4/2), Dinas Pekerjaan Umum (PU) dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) diminta untuk melakukan langkah antisipasi dengan melaksanakan normalisasi seluruh drainase yang ada di Kota Langsa. Hal itu ditekankan Ketua Komisi D Dewan Perwakilan Rakyat Kota (DPRK) Langsa Fraksi Partai Demokrat, Ir Joni, Selasa (5/1). Menurutnya, langkah antisipasi dengan melakukan normalisasi drainase di beberapa kawasan dan jalan protokoler yang saat ini telah banyak tersumbat akibat menumpuknya sampah dan tidak adanya perawatan perlu segera dilaku-
kan, sehingga tidak ada lagi alasan jika hujan lebat turun drainase yang ada tidak sanggup lagi menahan laju air yang berakibat mengenai jalan-jalan protokol. “Dinas PU dan BPBD juga harus sering turun ke lapangan untuk melihat gorong-gorong mana yang sumbat akibat tumpukan sampah atau pecah agar segera dilakukan perawatan dan perbaikan. Karena apa yang terjadi kemarin, Senin (4/2) hujan lebat yang hampir seharian itu banyak lokasi yang tergenang,” katanya. Di samping itu, kepada pemilik rumah toko (ruko) yang ada berada di jalan-jalan protokol jangan melakukan penutupan secara permanin paritparit yang ada di depan ruko, sehingga jika terjadi penyumbatan akan sulit untuk dilakukan upaya pembersihan secara rutin, ucap Joni berpesan. Sementara Zulhari, 61, warga Jalan Perumnas, Gampong Paya Bujok Seuelak, Kec. Langsa Baro yang ditemui terkait banjir di kawasan itu mengatakan, Jalan Perumnas menjadi langganan banjir saat turunnya hu-
jan. Selain topografinya yang rendah, juga daerah ini menjadi saluran buangan air dari paritparit PT Perkebunan I Langsa. Meski, di daerah ini ada dua saluran drainse induk tapi tetap saja tidak sanggup menampung air dari curah hujan yang begitu deras. Untuk itu, Zulhari berharap kepada PTPN I dan Pemko Langsa mau turun dan duduk bersama warga untuk melihat dampak yang diakibatkan dari pembuangan drainase yang buruk. Hal sama juga diutarakan Buchari, warga setempat yang ditemui wartawan saat melintasi jalan tersebut. Menurutnya, Pemko Langsa harus segera mengambil tindakan cepat untuk mengantisipasi terjadinya banjir di daerah ini. “Daerah ini sudah menjadi langganan banjir, jika hujan sedikit saja deras beberapa jam, langsung terjadi banjir. Dua drainase yang ada di kawasan ini sepertinya tidak bisa menampung debit air yang begitu deras masuk ke kawasan ini,” katanya. (m43)
Empat Warga Langsa Terinfeksi DBD LANGSA (Waspada): Empat warga Kota Langsa positif terinfeksi virus Demam Berdarah Dengue (DBD) oleh nyamuk Aedes Aegypti dan hingga saat ini ketiganya masih dirawat di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Langsa untuk proses penyembuhannya. Kabid Kesehatan Masyarakat dan Penyakit Menular Dinas Kesehatan (Dinkes) Langsa, Syamsidar, SKM mengatakan itu kepada wartawan, Selasa (5/2). Menurutnya keempat korban itu yakni, Muhammad Rega Andriansyah, 16, warga Gampong Geudubang Jawa dan Putri Muliani, 16, warga Gampong Paya Bujok Seuleumak, Kec.
Langsa Baro. Kemudian, Reni Juwita, 24, warga Gampong Jawa Belakang, Kec. Langsa Kota dan Sumarwan, 43, warga Gampong Sidodai, Kec. Langsa Lama. Dijelaskan Syamsidar, awalnya korban DBD yang menderita demam tinggi dan kemudian memeriksakan diri ke Puskesmas. Namun untuk mengetahui kepastian penyakit yang diderita korban, keempat pasien dimaksud langsung dirujuk ke RSUD Langsa. Dari hasil pemeriksaan pihak medis setempat mereka dinyatakan positif DBD. Hingga kini korban DBD masih terus menjalani dan dalam pengawasan pihak medis
di RSUD Langsa, untuk masa penyembuhannya. Dikatakan Syamsidar lagi, mengantisipasi penyebaran DBD sekaligus membunuh induk nyamuk Aedes Aegypti, pihaknya telah menurunkan tim ke empat rumah warga tersebut guna dilakukan pengasapan. Menurutnya, bulan Januari tahun2013 lalu Dinas Kesehatan Langsa setempat juga telah mendata, sebanyak lima warga yang yang terserang penyakit DBD. Sehingga dengan demikian hingga memasuki Februari 2013 ini, total korban DBD sudah mencapai sembilan orang. (m43)
kan antara pekarya dengan PT Pertamina EP Field Rantau sudah bergulir “sengketanya” sampai ke Mahkamah Agung ( MA) di Jakarta. Sampainya kasus tersebut ke MA karena hasil persidangan di Pengadilan Negeri Hubungan Industrial ( PHI) Banda Aceh memenangkan gugatan pekarya atau tenaga kontrak ( outsorcing) terhadap PT Pertamina. Terkait dengan adanya aksi demo yang digelar oleh mantan pekarya itu, Senin-Selasa (4-5 Februari 2013),Ka.Layanan Operasi PT Pertamina EP Rantau, Tergiah Sembiring menyatakan ketika ingin dikonfirmasi Waspada, Selasa (5/2) menyatakan dirinya sedang mengikuti rapat. Sampai berita ini dikirim ke redaksi Selasa (5/2) , para pekarya masih bertahan menggelar aksi demo dan mendirikan tenda darurat untuk tempat menginap di seputaran pintu gerbang perusahaan itu dan aparat keamanan dari Polres Aceh Tamiang juga tetap berjaga-jaga di lokasi. (b23)
1 SSK Brimob Siaga Di Polres Atim IDI (Waspada): Guna Rantau di Aceh Tamiang,” kata mengantisipasi kerusuhan Kapolres Aceh Timur, AKBP MuPertamina Ranto di Aceh hajir, S.Ik kepada Waspada SeTamiang, satu SSK Brigade lasa (5/2). Mobil (Brimob) mulai didaSebagaimana diketahui, tangkan dari Datsemen B/ 120 eks pekerja PT Pertamina Lhokseumawe didatangkan. Rantau Senin (4/2) melakukan Namun sambil meaksi demo dengan membaliknunggu perintah pergerakan mobil milik perusahaan itu kan dari pimpinan, 60 peryang sedang meninggalkan dari sonel keamanan itu disiakomplek PT Pertamina di Desa gakan di Polres Aceh Timur Rantau Pauh, Kecamatan Ranatau sekitar 100 kilometer AKBP Muhajir, S.Ik tau, Kab. Aceh Tamiang. Tuntuke arah barat Polres Aceh TaKapolres AcehTimur tan eks pekerja meminta pihak miang. “Mereka (Brimob— Pertamina mempekerjakan red) hanya stanby saja disini, nanti jika kondisi kembali mereka dan terhadap eks pekerja penmakin ‘panas’ baru digerakkan ke Pertamina siun dituntut untuk diberikan pesangon. (b24)
Anggota DPRK Aceh Tamiang Diduga “Kangkangi” Dua UU KUALASIMPANG (Waspada): Dua anggota DPRK ( baca: DPRD) Aceh Tamiang terindikasi mengangkangi dua undang-undang sekaligus. Selain sebagai anggota dewan keduanya juga terendus jejaknya sebagai Kepala Sekolah Taman Kanak-kanak ( TK) di kabupaten itu. Hasil penelusuran Waspada, kedua oknum itu Ngt ,anggota DPRK Aceh Tamiang yang berasal dari Partai Aceh (PA) dan Mar ,anggota DPRK yang berasal dari Partai Bersatu Atjeh ( PBA). Berdasarkan data yang dihimpun Waspada, keduanya terindikasi mengangkangi Undangundang Nomor 27 Tahun 2009 Tentang Majelis Permusyawaratan Rakyat, Dewan Perwakilan Rakyat,Dewan Perwakilan Daerah dan Undang-undang Nomor 11 Tahun 2006 Tentang Pemerintahan Aceh. Data yang diperoleh dari Dinas Pendidikan kabupaten Aceh Tamiang menyebutkan, TK Nur Kampung Suka Damai, Kecamatan Banda Mulia, Kepala Sekolahnya, Ngt dan TK Ar-Rahman, Kampung Karang Jadi,Kecamatan Kejuruan Muda, Kepala Sekolahnya adalah Mar. Keduanya sudah sejak beberapa tahun yang lalu sebagai Kepala Sekolah TK dan sampai sekarang (tahun 2013) ini keduanya masih menjabat. Hal itu juga terungkap data nama-nama TK Negeri/swasta Per Kecamatan Dalam Wilayah Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Tamiang Tahun 2010 pada nomor urut 16 ada tercantum TK Swasta An Nur,Kepala Sekolahnya, Ngt dan pada nomor urut 83 tercantum TK Islam ArRahman, Kepala Sekolahnya ,Mar Begitu juga ketika Waspada baru-baru ini (akhir Januari 2013) mengkopi data Intraweb Tamiang pada tahun 2012 di Dinas Pendidikan Kabupaten Aceh Tamiang, ternyata nama Ngt dan Mar masih tercantum sebagai Kepala Sekolah TK . Berdasarkan UU Nomor 27 Tahun 2009 itu ada larangan dan sanksi bagi anggota dewan yang merangkap jabatan. Pada Pasal 378 ayat(2) disebutkan Anggota DPRD kabupaten/kota dilarang melakukan pekerjaan sebagai pejabat struktural pada lembagapendidikan swasta, akuntan publik, konsultan, advokat atau pengacara, notaris, dan pekerjaan lain yang ada hubungannya dengan tugas dan wewenang DPRDkabupaten/kota serta hak sebagai anggota DPRD kabupaten/kota. Sedangkan pada Pasal 379 ayat (2) dinyatakan tentang sanksi yaitu Anggota DPRD kabupaten/kota yang dinyatakan terbukti melanggar
ketentuan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 378 ayat (1) dan/atau ayat (2) dikenai sanksi pemberhentian sebagai anggota DPRD kabupaten/kota. Bukan itu saja, berdasrkan UU Nomor 11 Tahun 2006 Tentang Pemerintahan Aceh.Pada Bagian Ketujuh Larangan dan Pemberhentian Anggota DPRA/DPRK yaitu sudah jelas disebutkan pada Pasal 37 ayat (2) Anggota DPRA/ DPRK dilarang melakukan pekerjaan sebagai pejabat struktural pada lembaga pendidikan negeri dan swasta, akuntan publik, konsultan, advokat/pengacara, notaris, dokter praktik, jurnalis, dan pengelola media massa serta pekerjaan lain yang berhubungan dengan tugas, wewenang, dan hak sebagai anggota DPRA/DPRK. Sedangkan pada ayat (4) Anggota DPRA/ DPRK yang melakukan pekerjaan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) wajib melepaskan pekerjaan tersebut selama menjadi anggota DPRA/DPRK. Pada ayat (5) Anggota DPRA/ DPRK yang tidak memenuhi kewajiban sebagaimana dimaksud pada ayat (4) diusulkan pemberhentiannya berdasarkan hasil pemeriksaan Badan Kehormatan DPRA/DPRK. Pada ayat (6) Pelaksanaan ketentuan sebagaimana dimaksud pada ayat (1), ayat (2), ayat (3), ayat (4), dan ayat (5) diatur dalam Peraturan Tata Tertib DPRA/DPRK yang berpedoman pada peraturan perundang-undangan. Ngt ketika dikonfirmasi Waspada di gedung dewan mengakui dirinya masih sebagai Kepala Sekolah TK Nur Kampung Suka Damai, Banda Mulia. “Kalau memang ada peraturan yang tidak boleh saya merangkap jabatan sebagai anggota dewan dan Kepala Sekolah TK, maka saya bersedia untuk mengundurkan diri sebagai Kepala Sekolah,” tegasnya. Begitu juga Mar ketika ditanya Waspada , mengakui dirinya masih sebagai Kepala Sekolah TK Islam Ar-Rahman Karang Jadi,Kecamatan Kejuruan Muda.” Memang benar saya sebagai Kepala Sekolah TK itu,” tulisnya melalui pesan singkatnya (SMS) yang dikirim kepada Waspada. Mar menyatakan, sepengetahuan dirinya boleh-boleh saja dirinya sebagai anggota DPRK Aceh Tamiang dan juga merangkap jabatan sebagai Kepala Sekolah TK itu karena TK bukan sekolah negeri dan dirinya juga tidak ada mendapat gaji atau honor dari sekolah TK itu.” Yang tidak boleh merangkap jabatan ,apabila di kedua jabatan ini sama-sama mendapat gaji atau honor dari daerah,”tegasnya. (b23)
Komitmen Mantan Panglima GAM Membangun Pidie PASCApenandatanganan MoU Helsinki 15 Agustus 2005, disusul lahirnya Undang-Undang (UU) nomor 11 2006 tentang Pemerintahan Aceh, telah memberi harapan baru bagi masyarakat di daerah berjuluk Tanah Rencong, khususnya Kabupaten Pidie. Pidie yang dulunya dikenal sebagai basis pusat pasukan Gerakan Aceh Merdeka (GAM), kini terus berusaha berbenah menuju Pidie yang bermartabat, sesuai dengan motto Pang Ulee Buet Ibadat Pang Ulee Hareukat Megoe. Para mantan pejuang di daerah keurupuk mulieng (emping melinjo-red) bersama masyarakat setempat, berkomitmen menjaga perdamaian sesuai amanah MOU Helsinki. Pemilihan Kepala Daerah tahun 2007 merupakan kran demokrasi pertama bagi para mantan pejuang Aceh untuk dapat ikut berpartisipasi dalam melanjutkan perjuangan melalui jalur politik sebagaimana amanat UUPA. Lebih dari separuh kepala daerah kabupaten/kota yang didukung para mantan GAM, termasuk Kabupaten Pidie menduduki tampuk pimpinan pemerintahan melalui jalur Independen. Aceh saat itu menjadi mo-
del dalam perdana pemilihan kepala daerah yang mengakomodir calon kepala daerah dari jalur independen. Pidie yang merupakan tempat lahirnya para pimpinan GAM telah memberi warna tersendiri dalam perjalanan sejarah Aceh. Tahun 2011 setelah 6 tahun penandatanganan perdamaian Aceh dengan Pemerintah Indonesia menjadi tonggak sejarah baru Aceh, khususya Kabupaten Pidie. Pilkada yang saat itu akan diselenggarakan harus tertunda beberapa kali karena adanya distorsi pemahaman dalam pelaksanaan pilkada. Tgk Sarjani Abdullah yang merupakan mantan Panglima Perang GAM Wilayah Pidie adalah jebolan Maktabah Tajjura Tripoli, Lybia dan juga Ketua DPW Partai Aceh Kabupaten Pidie menjadi salah satu tokoh sentral dalam meloloskan calon Partai Aceh (PA) di seluruh Aceh untuk dapat mengikuti pemilihan kepala daerah tahun 2012. Dengan segala kemampuan yang dimilikinya sesuai dengan komitmen untuk memberikan segalanya demi Aceh. Dengan komitmen itu Sarjani Abdullah terus mendesak pemerintah pusat melalui bantuan para sahabatnya untuk tetap menjalankan aturan sesuai UUPA. Ia tokoh di belakang TA Khalid dan
Fadlullah yang menggugat tahapan Pilkada Aceh yang ditetapkan KIP pada tahap pertama ke Mahkamah Konstitusi. Sarjani ingin melihat Aceh khususnya Kabupaten Pidie berjalan sesuai dengan amanah MoU Helsinki, dengan pengalaman di medan pertempuran ia berharap bisa mengaplikasikan ilmu dan mendermabaktikan kehidupannya untuk Pidie yang lebih baik di masa medatang. Dalam kepemimpinannya tertanam tekad yang bulat untuk berjuang demi Aceh, sangat optimis akan kekuatan yang tak terkalahkan dan yakin, yang dipimpinnya tak akan mengalami kesulitan di lapangan, baik sebagai panglima maupun Ketua DPW Partai Aceh. Saat ini mantan Panglima Perang GAM itu telah menduduki pucuk Pimpinan Pemerintah di Pidie bersama wakilnya M Iriawan (mantan Sekda Pidie 2009-2012). Mereka berdua akan memimpin Pidie untuk masa 2012-2017. Pasangan ini meraih lebih dari 60 persen suara pemilih di Kabupaten Pidie pada Pilkada 2012. Dengan visi “Terwujudnya Masyarakat Pidie yang Islami, Sehat, Cerdas, Makmur, Damai dan Bermartabat”, pasangan ini bertekad syuhada-syuhada ba-
ngsa Aceh dan seluruh masyarakat dapat melihat hasil dari perjuangan yang telah mereka lakukan dahulu. Komitmen “merdeka” yang tertanam dalam diri para mantan pejuang tetap menjadi landasan dalam menjalankan roda pemerintahan. “Merdeka dalam hidup, merdeka dalam beribadat, merdeka dalam menjalankan Amar Ma’ruf Nahi Mungkar”, dan tetap berpegang teguh pada tujuan Pidie aman, Pidie damai, Pidie bermartabat dalam bingkai NKRI. Inilah komitmen Sarjani Abdullah. Ia selalu ingin mewujudkan mimpinya untuk melihat masyarakat Pidie tersenyum dalam hari-hari yang penuh tantangan. Baginya, layar telah dibentang, janji suci telah terucap, untuk Pidie yang lebih baik. Dengan sikap dan bahasa yang santun Sarjani Abdullah menahkodai Pidie dengan sangat bersahaja, tetap menjalin hubungan dengan semua elemen masyarakat dan juga instansi vertikal lainnya. Ia berkoordinasi dengan para unsur Mupida Pidie dalam menyelesaikan permasalahan, sebagai contoh saat Kecamatan Mane dan Geumpang dilanda gempa 22 Januari 2013, setelah kembali dari lokasi musibah
bertempat di Pendopo Bupati Pidie, Sarjani Abdullah langsung menggelar rapat dengan para Muspida dan unsur SKPK terkait guna mengambil kebijakan penting dalam hal penentuan daerah tanggap darurat. Ini menjadi bukti bahwa sang mantan Panglima Perang dapat mentransformasikan diri menjadi elemen sipil yang dapat mengawal msyarakat Pidie. Berbagai program pembangunan terus dilakukan, dalam waktu yang masih sangat singkat. Masyarakat telah dapat merasakan hasil dari pemikiran “sang panglima”. Kita inginkan, masyarakat Pidie bisa hidup sejahtera. Karena itu ada beberapa gerakan yang kita lakukan sekarang langsung fokus pada peningkatan perekonomian masyarakat,” kata Sarjani Abdullah. Sektor pertanian menjadi andalan dalam meningkatkan perekonomian masyarakat di Kabupaten Pidie, Sarjani Abdullah ingin mengembalikan Pidie sebagai lumbung penghasil beras terbesar di Aceh, saluran irigasi kembali ditata, benih-benih padi unggulan serta pupuk terus di kembangkan, Kelompokkelompok tani juga terus dibina dengan baik. Pemerintah Kabupaten Pidie dalam waktu dekat juga
Waspada/Muhammad Riza
BUPATI Pidie Sarjani Abdullah saat melihat puluhan hand tractor untuk diserahkan kepada para petani. Bantuan ini untuk meningkatkan kesejateraan petani di daerah itu. membangun waduk Rukoh di wilayah Kecamatan Tiro dan Titeu Keumala.Waduk ini merupakan proyek multiyears yang diperkirakan menghabiskan dana Rp1,2 triliun akan segera direalisasikan di Kabupaten Pidie, hal ini diharapkan dapat menjadi solusi guna mengatasi krisis air untuk jangka waktu ke depan di 12 kecamatan dari 23 kecamatan. Menurut Bupati Pidie tersebut, pembangunan waduk ter-
sebut diharapkan dapat meningkatkan kualitas hidup dan kesejahteraan masyarakat dan tentunya memiliki multifungsi yang sangat berguna untuk masyarakat. Pemkab Pidie juga terus berusaha mencari sumber dana untuk membiayai programprogram pembangunan di Pidie selain dana yang bersumber dari APBK, saat ini Pemkab Pidie bersama dengan DPRK yang didominasi anggota dari Partai
Aceh gencar melakukan lobilobi ke Pemerintah Aceh maupun pemerintah pusat. Dan Sarjani memberikan dukungan penuh kepada para SKPK untuk dapat bersama-sama mencari sumber dana pembangunan yang tetap dalam koridor aturan yang berlaku. Hal ini penting untuk dapat menjalankan visi dan misi Pemkab Pidie. Muhammad Riza