Waspada, Sabtu 15 Agustus 2020

Page 1

Harga Eceran Rp4.000,-

Kapolsek Teluk Mengkudu Meninggal Dunia Mendadak SEIRAMPAH (Waspada): Keluarga besar Polres Serdang Bedagai (Sergai) berduka. Pasalnya Kapolsek Teluk Mengkudu AKP BP Pakpahan meninggal dunia mendadak, Jumat (14/ 8) sekira pukul 14:00 di RS Bhayangkara Tebing Tinggi. Kapolsek Firdaus diduga meninggal dunia akibat sakit. Kapolres Sergai AKBP Robin Simatupang, SH, MHum, Jumat malam mengatakan Kapolsek Teluk Mengkudu AKP BP Pakpahan, SH dinyatakan meninggal dunia setelah dibawa Lanjut ke hal A2 kol. 1

Demi Kebenaran Dan Keadilan

WASPADA Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

SABTU, Pon, 15 Agustus 2020/25 Dzulhijjah 1441 H

No: 26760 Tahun Ke-73

Terbit 16 Halaman

Irjen Napoleon Bonaparte Tersangka Kasus Djoko Tjandra JAKARTA (Waspada): Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Mabes Polri, menetapkan Kadiv Hubungan Internasional Irjen Pol. Napoleon Bonaparte (NB) sebagai tersangka. Napoleon diduga turut menerima suap dalam kasus penghapusan terpidana kasus hak tagih (cessie) Bank Bali, Djoko Soegiarto Tjandra (JST) dari daftar red notice. Selain itu, Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Argo Yuwono mengatakan, pihaknya juga menetapkan tersangka Lanjut ke hal A2 kol. 1

Separuh Anggota DPRD Sumut Tidak Ikuti Pidato Presiden

Mahasiswa Dihadang Menuju Gedung DPR/MPR

MEDAN (Waspada): Separuh dari jumlah anggota DPRD Sumutm tidak mengikuti pidato Kenegaraan Presiden RI Joko Widodo dalam rangka HUT ke-75 Kemerdekaan RI, di gedung dewan, Jumat (14/8). Para wakil rakyat itu lebih memilih mendengarkan secara daring. Sidang paripurna untuk agenda tunggal mendengarkan pidato Presiden itu, dipimpin Ketua DPRD Sumut Baskami didampingi Wakil Ketua Rahmansyah Sibarani dan Salman Salfarisi. Selain dari legislatif, sejumlah pejabat penting Sumut tampak hadir, di antaranya Gubernur Sumut Edy Rahmayadi, Kapolda Sumut Irjen Pol. Martuani Sormin, dan Pangdam I/BB Mayjen TNI Irwansyah. Berdasarkan hitungan staf Sekretariat DPRD Sumut, jumlah anggota dewan yang hadir tercatat 52 orang dari seluruh 99 anggota dewan. Namun hingga Jumat sore, jumlah anggota dewan yang hadir merosot hingga tak lebih dari 12 orang. Begitu juga dengan kehadiran Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) dapat dihitung dengan jari. Acara dilangsungkan dalam dua session, pagi dan siang hingga selesai. Suasana berbeda pada sidang paripurna mendengarkan Pidato Presiden jelang HUT ke-75 Kemerdekaan RI pada 17 Agustus 2020 ini terjadi karena pandemi Covid-19. Hal ini dibenarkan Ketua DPRD Sumut Baskami Ginting ketika dikonfirmasi wartawan terkait minimnya kehadiran para anggota dewan. “Memang suasananya berbeda tahun ini, yang membuat kita prihatin akibat Covid-19,” kata Baskami. Pidato Presiden, menurut Baskami, tak harus didengar langsung dari gedung dewan. “Mereka juga bisa dengar secara daring dari rumah masingmasing,” ujarnya. Lanjut ke hal A2 kol. 4

JAKARTA (Waspada): Ratusan mahasiswa yang menggelar aksi menolak Omnibus Law Rancangan Undang Undang Cipta Kerja (RUU Ciptaker) dihadang menuju depan Gedung DPR/ MPR, Jakarta, Jumat (14/8). Pantauan di lokasi, para mahasiswa berkumpul di Jl. Gerbang Pemuda. Mereka tak bisa menuju ke MPR/DPR karena ruas jalan tersebut ditutup pagar kawat berduri. Mereka mencoba untuk menerobos kawat berduri yang dipasang aparat kepolisian tersebut. Mereka ingin menyampaikan aspirasi penolakan RUU Ciptaker di depan Gedung MPR/DPR. Para mahasiswa berusaha menerobos paksa pagar kawat dengan menggoyang-goyang dan menarik pagar tersebut. Selain itu, mereka juga membakar ban dan spanduk. Mereka meminta aparat kepolisian membuka jalan agar bisa menuju gedung wakil rakyat. “Sekian banyak polisi, tidak ada satu pun yang punya hati nurani untuk bicara,” kata salah seorang orator. Di sisi lain, massa dari Aliansi Gerakan Buruh Bersama Rakyat (GEBRAK) yang terdiri dari organisasi buruh, tani, mahasiswa, dan perempuan, tiba di Jl. Jenderal Gatot Subroto. Mereka juga akan menyuarakan aspirasi di depan Gedung MPR/ DPR. Saat mahasiswa tak bisa lewat untuk ke depan Gedung MPR/DPR, massa GEBRAK tetap boleh berjalan sampai depan gedung dewan Senayan. Sebelum tiba di Gedung MPR/DPR, ratusan orang dari GEBRAK melakukan longmarch dari Kementerian Ketenagakerjaan. Mereka mendesak pemerintah dan DPR membatalkan RUU Ciptaker. Polda Metro Jaya sebelumnya melarang aksi demonstrasi di depan Gedung DPR/MPR pada

Waspada/Partono Budy

LEBIH separuh kursi anggota DPRD Sumut terlihat kosong saat berlangsungnya paripurna mendengarkan Pidato Kenegaraan Presiden RI Joko Widodo dari gedung DPRD Sumut, Jumat (14/8) sore.

Lanjut ke hal A2 kol. 4

Positif Medan 3.152 MEDAN (Waspada): Total pasien terkonfirmasi (positif ) virus Corona (Covid-19) di Kota Medan, hingga Jumat (14/8), mencapai 3.152 orang. Dari jumlah 3.152 orang tersebut, 1.603 orang masih menjalani isolasi perawatan dan 1.383 orang telah dinyatakan sembuh.

“Pasien terkonfirmasi Covid-19 yang meninggal dunia sampai siang ini 166 orang,” sebut Kadis Kesehatan Kota Medan dr Edwin Effendi MSc, Jumat (14/8).

Sementara untuk suspek (sebelumnya disebut pasien dalam pengawasan) yang dirawat dilaporkan 283 orang. Dalam update data Covid19 Pemko Medan, 14 Agustus

2020 pukul 17:00 WIB, dilaporkan suspek 283 orang, meninggal dunia 127 orang, dan dibenarkan pulang 3.767 orang. Dimasa pandemi ini, kata Edwin, masyarakat diimbau

untuk senantiasa meningkatkan kewaspadaan dengan mematuhi protokol kesehatan. “Agar aman, tetap sehat dan tidak menularkan kepada orang lain, patuhilah disiplin protokol

kesehatan,” tutur Edwin. Protokol kesehatan Covid19 tersebut yakni, menjaga kebersihan terutama cuci tangan pakai sabun setiap hari, mengenakan masker dan hindari

kerumunan atau jaga jarak. “Kalau kita bersih, virus Corona cepat mati, kalau kita jaga jarak, virus tidak akan bisa Lanjut ke hal A2 kol. 4

IDI Prediksi September Tembus 200 Ribu JAKARTA (Waspada): Ketua Satuan Tugas Kesiapsiagaan Covid19 Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Zubairi Djoerban mengatakan, kondisi penularan virus corona (Covid-19) di Indonesia, khususnya DKI Jakarta pada pekan ini amat serius. Hal itu disebabkan karena terjadi peningkatan rasio kasus positif Covid-19 atau positivity rate pada pekan lalu di DKI Jakarta. Rasio kasus positif di DKI Jakarta pada dua pekan lalu, berkisar diantara 5,7 persen, namun baru-baru ini naik menjadi 8,7 persen. “Kondisi sekarang untuk Indonesia terutama DKI Jakarta Lanjut ke hal A2 kol. 4

Pertambahan Positif Drastis 2.307 Orang Antara

PENERAPAN PROTOKOL KESEHATAN DI PASAR TRADISIONAL: Petugas gabungan dari tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Aceh memberikan peringatan kepada pengunjung pasar tradisional untuk memakai masker dan menjalankan protokol kesehatan di Lambaro, Aceh Besar, Aceh, Jumat (14/8/2020).

Lulus SBMPTN:

USU 3.080, Unimed 3.509 MEDAN (Waspada): Pengumuman Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2020 diumumkan secara serentak, Jumat (14/8). Sebanyak 3.080 orang diterima Universitas Sumatera Utara (USU). Sedangkan ke Unimed 3.509 orang. Demikian dikemukakan Rektor USU Prof Runtung Sitepu dan Rektor Unimed, Dr. Syamsul Gultom melalui kepala Hu-

mas masing-masing yakni Evi Sumanti dan M.Surip secara terpisah usai pengumuman secara nasional selesai. Evi Sumanti mengatakan, dari jumlah yang lulus tersebut merupakan total dari 41.907 peserta yang berasal dari seluruh Indonesia yang memilih USU. Dengan jumlah tersebut USU masuk dalam klasifikasi 10 besar jumlah peminat SBMPTN 2020 terbanyak di Indonesia yakni

Al Bayan

Syarat Diterimanya Ibadah Oleh: Asep Safa’at Siregar Maka barangsiapa yang mengharapkan perjumpaan dengan Tuhannya, maka hendaklah ia mengerjakan amal yang shalih dan janganlah ia mempersekutukan dengan sesuatu pun dalam beribadah kepada Tuhan-Nya (AlKahfi: 110)

persisnya di peringkat 9. Satu peringkat lebih tinggi dibanding tahun lalu di mana USU berada pada posisi 10 nasional. Untuk program studi favorit yang tinggi peminatnya pada tahun ini antara lain; Program

JAKARTA (Waspada): Pertambahan kasus positif baru terpapar virus corona (Covid-19) di Indonesia, Jumat (14/8), cukup drastis hingga mencapai 2.307 orang dari hari sebelumnya. Kini jumlah kasus positif terinfeksi Covid-19 telah mencapai 135.123 orang. Data tersebut diakses di situs kemkes.go.id. Sejauh ini, jumlah pasien yang sembuh juga bertambah 2.060 orang, sehingga total 89.618. Jumlah pasien meninggal dunia akibat terinfeksi virus corona juga bertambah 53 orang, sehingga total 6.021 per Jumat (14/8). Lanjut ke hal A2 kol. 6

Covid-19 Di Dunia Kasus 21.109.090

Meninggal 758.120

Covid-19 Di Indonesia Kasus 135.123

Sembuh 89.618

Meninggal 6.021

Covid-19 Di Sumut

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Nama-nama lulus SBMPTN di halaman: A3, A4, A5, A6, A7

Sembuh 13.955.748

Kasus 5.427

Sembuh 2.437

Meninggal 241

Sumber: Worldometers; Covid19.go.id & covid19.sumutprov.go.id (14/8/2020) 21.00 WIB

Antara

GUNUNG SINABUNG KEMBALI ERUPSI: Warga mengamati Gunung Sinabung menyemburkan material vulkanik saat erupsi di Desa Sigarang garang, Karo, Sumatera Utara, Jumat (14/ 8/2020).

Sinabung Erupsi 3 Kali, Berastagi Terpapar Debu BERASTAGI (Waspada): Gunung Api Sinabung yang terletak di Kabupaten Karo Jumat (14/8) mengalami erupsi 3 kali, sehingga menyebabkan kota wisata Berastagi dan sekitarnya terpapar debu vulkanik. Pantauan Waspada sejak erupsi pukul 10.30 dengan ketinggian kolom abu 2.100 meter, erupsi kedua pukul 14.25 dengan ketinggian kolom abu tidak teramati dan erupsi ke tiga pukul 16.56 dengan ketinggian kolom

abu 4.200 meter dari puncak gunung menyebabkan kota wisata Berastagi dan sekiarnya terpapar debu. Paska erupsi ini, akivitas warga di perkotaan terlihat sangat lengang.Warganya lebih memilih berdiam diri di rumah ketimbang beraktivitas di luar karena debu yang sudah turun ke bumi beterbangan di kala angin bertiup. Begitu pula akitivitas lalulintas di jalan raya Kabanjage-Be-

nya ada lima orang Indonesia yang masuk 500 orang paling kaya di dunia. Kelima orang Indonesia tersebut adalah Budi Hartono, Michael Hartono, Prakash Lohia, Tan Siok Tjien, dan Prajogo

PENCIPTAAN manusia bertujuan untuk mengabdi kepada Allah SWT (QS. Al-Bayyinah: 5). Ibadah tentu tidak Lanjut ke hal A2 kol. 1

Net

BUDI dan Michael Hartono, merupakan orang terkaya asal Indonesia yang masuk daftar 500 orang terkaya dunia.

Pangestu. Dua nama pertama adalah bersaudara yang jumlah hartanya paling banyak dari Indonesia. Budi Hartono menempati posisi 110 orang terkaya di dunia dengan jumlah harta US$14,9 miliar atau sekitar Rp216 triliun (kurs Rp 14.500/US$). Jumlah harta itu sendiri tercatat berkurang US$2,25 miliar sejak awal tahun atau secara year to date. Pengusaha Indonesia terkaya selanjutnya adalah Michael Hartono. Saudara kandung dari Budi Hartono ini tercatat memiliki harta US$13,9 miliar atau sekitar Rp201 triliun. Selanjutnya adalah Sri Lanjut ke hal A2 kol. 4

Lanjut ke hal A2 kol. 4

Ada-ada Saja

5 Pengusaha RI Masuk Daftar 500 Orang Terkaya Dunia JAKARTA (Waspada): Beberapa pengusaha Indonesia masuk dalam daftar 500 orang terkaya di dunia menurut data Bloomberg Billionaires Index. Mengutip data per 10 Agustus, setidak-

rastagi. Pada jam-jam tertentu, ruas jalan sempat mengalami kekosongan lalu lintas. Diprediksi pengemudi maupun sewanya, enggan keluar rumah karena terganggu debu vulkanik. Demikian pula aktivitas perdangangan di pajak Roga Berastagi, sangat sepi dibanding hari biasanya. Sampai pukul 18.30 sejumlah muka ruas jalan di kota wisata Berastagi masih

Buaya Tertua Rayakan Ultah

USA Today

CALON presiden AS Joe Biden mengungguli Donald Trump di sejumlah negara bagian penting.

Biden Ungguli Trump Di 6 Negara Bagian WASHINGTON, AS (Waspada): Calon Presiden Amerika Serikat dari Partai Demokrat, Joe Biden, unggul atas Donald Trump di lima dari enam negara bagian yang menjadi medan pertempuran utama Pemilu Presiden AS. Ini terungkap berdasarkan sebuah jajak pendapat terbaru. Dalam jajak pendapat yang dilakukan oleh Change Lanjut ke hal A2 kol. 4

MUJA, buaya tertua di dunia, pada Kamis (13/8/2020) merayakan ulang tahunnya yang ke-85. Selama hidupnya ia berhasil selamat dari beragam rangkaian serangan yang mengancam nyawa. Sejak itu, ia tidak pernah meninggalkan kolam kecil di Lanjut ke hal A2 kol. 4

Serampang - Nggak heran awak anggota dewan kita

- He...he...he...


A2 USU 3.080 .... Studi Pendidikan Dokter (1.970) Prodi Farmasi (1.828), Ilmu Kesehatan Masyarakat (1.796) pada kategori saintek (IPA). Prodi Ilmu Hukum (2.949), Prodi Manajemen (2.555) dan Prodi Akuntansi sebanyak 1.822 orang peminat pada kategori Soshum (IPS). Bagi calon mahasiswa yang telah dinyatakan lulus, selanjutnya dapat melakukan tahapan pengisian data UKT (Uang Kuliah Tunggal) dapat dilakukan secara online melalui laman http:/ /uktdatareg.usu.ac.id yang dibuka mulai 18 Agustus hingga 25 Agustus 2020. Dilanjutkan dengan pembayaran UKT pada 2-9 September 2020. Tatacara pengisian dan pembayaran UKT ini dapat dilihat pada laman www.usu.ac.id. Sementara yang tidak lulus di SBMPTN untuk dapat mendaftarkan melalui jalur Seleksi Program Mandiri USU dan Program Diploma (D III) USU, yang pendaftaran onlinenya sudah dibuka sejak 8 Juli hingga 26 Agustus 2020 melalui laman https:/ /seleksi.usu.ac.id, dengan membayar biaya pendaftaran sebesar Rp500.000,- untuk Jalur Mandiri-D3 dan Rp300.000 untuk jalur D3 yang dapat dibayarkan melalui Bank BNI. Ujian Tulis Mandiri dan D3 ini dijadwalkan akan dilaksanakan pada 31 Agustus hingga 5 September 2020, dengan lokasi ujian berada di lingkungan Kampus USU Medan. Hasil dari ujian Mandiri ini akan diumumkan pada tanggal 11 September 2020 mendatang yang bisa dilihat melalui laman https:// seleksi.usu.ac.id dan https://usu.ac.id . Sementara hasil dari ujian tulis SPMPD akan diumumkan pada tanggal 15 September 2020 dan bisa dilihat melalui laman yang sama dengan pengumuman seleksi Mandiri. Sementara Rektor Unimed melalui Kepala Humas M. Surip mengatakan sebanyak 3.509

Irjen Pol .... lain, yakni TS dalam kasus yang sama. “Kemudian untuk penetapan tersangka, ada dua selaku pemberi dan selaku penerima. Pemberi ini kita menetapkan tersangka JST kedua saudara TS. Kedua penerima itu, yang kita tetapkan sebagai tersangka adalah PU (Kepala Korwas PPNS, Brigjen Prasetijo Utomo), kemudian kedua adalah NB,” ujar Argo dalam konferensi daring, Jumat (14/8). TS dan NB ditetapkan sebagai tersangka usai tim penyidik dari Direktorat Tindak Pidana Korupsi (Dir Tipikor) Bareskrim Polri melakukan gelar perkara. Tim penyidik telah memeriksa total 19 orang sebagai saksi dalam kasus tersebut. Dari penetapan tersangka tersebut, polisi turut menyita sejumlah barang bukti berupa uang senilai USD 20 ribu, surat, handphone, laptop, dan kamera CCTV. Irjen Napoleon Bonaparte dan Brigjen Prasetijo Utomo, selaku tersangka penerima suap, dikenakan pasal 5 ayat 2, lalu pasal 11 dan 12 huruf a dan b UU Nomor 20 Tahun 2002 tentang

Kapolsek Teluk Mengkudu .... ke RS Bhayangkara Tebing Tinggi. Menurut Kapolres, sebelumnya, Jumat (14/ 8) pagi sekitar pukul 07:30, AKP BP Pakpahan berangkat ke Mapolres Sergai untuk mengikuti rapat penanganan Covid-19, kemudian sekitar pukul 10:00, rapat selesai, selanjutnya Kapolsek merasa kurang enak badan lalu pergi menuju Poliklinik Polres Sergai untuk berobat dan istirahat di Poliklinik sekitar satu jam. Kemudian Kapolsek Teluk Mengkudu lanjut Kapolres, meminta pulang ke rumah dinas Polsek Teluk Mengkudu karena sudah merasa enak badan, namun setiba di rumah dinas Polsek Teluk Mengkudu sekira pukul 11:00, AKP. B.P. Pakpahan istirahat. Namun imbuh Kapolres, sekitar pukul 12:30, Kapolsek terjatuh di kamar mandi dengan kondisi tergeletak tidak sadarkan diri dengan kondisi wajah menghitam, melihat itu, istri Kapolsek berteriak minta tolong lalu anggota piket Polsek Teluk Mengkudu melakukan pertolonga, Kapolsek Teluk Mengkudu AKP. BP Pakpahan selanjutnya dibawa ke Puskesmas Sialang Buah

Al Bayan .... bisa dilakukan secara sembarang. Karena itu ibadah harus dilakukan dengan pengetahuan (ilmu) sehingga amal tersebut diterima Allah SWT. Setidaknya ada tiga hal yang membuat ibadah kita diterima Allah SWT: Pertama, niat (niat awal). Niat wajib karena tanpa niat maka ibadah tidak sah dan tidak menghasilkan pahala. Jika ibadah wajib, maka orang yang melakukan ibadah tanpa niat, dianggap belum melaksanakan kewajiban sehingga dia berdosa. Rasulullah SAW bersabda: “Sesungguhnya setiap amalan tergantung pada niat. Dan setiap orang akan mendapatkan apa yang ia niatkan (HR. Bukhari no. 6689 dan Muslim no. 1907). Allamah Sayyid Abdullah bin Alawi Al-Haddad dalam kitabnya berjudul Risâlatul Mu‘âwanah wal Mudzâharah wal Muwâzarah (Dar Al-Hawi, 1994, hal. 27-28), menjelaskan keutamaan niat dibandingkan amal dengan tiga gambaran keadaan: Artinya: “Pertama, seseorang yang berazam kemudian berbuat. Kedua, seseorang yang berazam tetapi tidak berbuat meski ia memiliki kemampuan untuk itu. Ketiga, seseorang yang berazam untuk melakukan sesuatu yang ia sendiri tidak mampu melakukannya.” Orang yang berniat melakukan suatu amal kebaikan lalu mengerjakannya, maka kepada orang tersebut diberikan pahala mulai dari 10 kebaikan, 700 kebaikan, hingga berlipat-lipat. Hal ini, sebagaimana dijelaskan Sayyid Abdullah Al-Haddad, dengan mengutip hadits Rasulullah shallallahu alaihi wasallam yang diriwayatkan Bukhari dan Muslim. Seseorang yang berniat melakukan suatu amal kebaikan dan mampu melakukannya tetapi tidak jadi melakukannya, maka kepada orang tersebut diberikan pahala 1 kebaikan saja. Hal ini, sebagaimana dijelaskan Sayyid dengan mengutip hadis Rasulullah shallallahu alaihi wasallam yang diriwayatkan Bukhari dan Muslim. Seseorang yang berniat melakukan suatu amal kebaikan tetapi ternyata tidak mampu melakukannya, kepada orang tersebut diberikan pahala sebagaimana orang yang mampu melakukannya. Hal ini sebagaimana penjelasan Allamah Sayyid Abdullah bin Alawi Al-Haddad (h.28): “Bagi orang seperti itu disediakan pahala seperti yang disediakan bagi si pelaku baik dalam hal kebaikan ataupun kejahatan.” Kedua, kaifiat. Yaitu tatacara melakukan ibadah. Setiap ibadah ada tatacaranya, dan yang menentukan adalah Allah. Misalnya shalat, puasa, zakat dan sebagainya ada tatacaranya. Jika manusia melaksakan ibadah sesuai dengan tuntunan (tatacara) yang disyariatkan, maka ibadahnya sah, dan diterima oleh Allah. Amal ibadah dan perbuatan yang baik mesti dilakukan dengan cara yang baik pula. Bila tidak, maka hasilnya bisa menjadi buruk. Misalnya,

Berita Utama perserta dinyatakan lulus UTBK- SBMPTN 2020 di Unimed. Jumlah Pendaftar SBMPTN Tahun 2020 yang mendaftar di Unimed 13.955. Lulus 3509 orang tersebar dalam 51 Program Studi S1. Prodi favorit peminat terbanyak di Unimed pada SNMPTN 2020 yakni Pendidikan Guru Sekolah Dasar 2259 peminat, Manajemen 913 peminat, Pendidikan Matematika 817 peminat, Pendidikan Bimbingan dan Konseling 693 peminat, Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia 671 peminat, Pendidikan Bahasa Inggris 664 peminat, Akuntansi 650 peminat, Pendidikan Biologi 607 peminat, Gizi 542 peminat dan Pendidikan Tata Busana 541 peminat. Bagi yang telah dinyatakan lulus jalur SBMPTN di Unimed merupakan hasil tes murni UTBK yang nilainya akan tertuang dalam sertifikat UTBK dan dapat diunduh pada Sabtu, 15 Agustus 2020, pukul 15.00. Sedangkan bagi siswa yang belum diterima melalui jalur SBMPTN, masih ada kesempatan untuk bersaing kembali di jalur Seleksi Mandiri yang proses pendaftarannya akan ditutup pada 24 Agustus 2020. “Percayalah, jika saudara yakin, tetap berusaha, dan serius dalam belajar, mudahmu-dahan dapat lulus di Unimed. Sedangkan bagi yang telah dinyatakan lulus, segeralah persiapkan seluruh dokumen yang dibutuhkan untuk daftar ulang. “Bagi siswa/i yang telah dinyatakan lulus jalur SBMPTN Tahun 2020 di Unimed diharapkan segera melihat informasi tentang tata cara registrasi/daftar ulang mahasiswa baru dan persyaratan apa saja yang harus dipersiapkan. Informasi tersebut dapat dilihat di laman www.unimed.ac.id dan media social unimedofficial,” katanya. (m19) Tipikor dan pasal 55 KUHP, dengan ancaman hukuman maksimal 5 tahun penjara. Djoko Tjandra dan TS selaku pemberi akan dikenakan pasal 5 ayat 1, kemudian pasal 13 UU Nomor 20 Tahun 20O2 tentang Tipikor, juncto pasal 5 KUHP. “Jadi dari ancaman hukuman 5 tahun. Kemudian saat ini kita masih dalam penyidikan berikutnya. Itu adalah kasus pertama, korupsi yang sudah kita gelar,” sebut Argo. Dengan demikian, telah ada enam tersangka dalam pusaran kasus Djoko Tjandra. Keenam tersangka itu yakni, Djoko Tjandra, Brigjen Prasetijo Utomo, Anita Kolopaking, Jaksa Pinangki, TS, dan Irjen Napoleon Bonaparte. Argo menjelaskan, keenam tersangka itu terbagi dalam dua kasus, yakni gratifikasi dan penerbitan dan penggunaan surat jalan palsu yang dikeluarkan mantan Kakorwas PPNS Bareskrim Polri Brigjen Prasetijo Utomo. “Di mana dalam kasus Djoko Djandra ada dua, pertama masalah pidana umum, kedua adalah kasus di Tipikor,” tutur Argo. (cnni) Kecamatan Teluk Mengkudu untuk dilakukan pertolongan karena RSU. Sultan Sulaiman Kab. Sergai tengah lock down. Petugas Puskesmas Teluk Mengkudu kata Kapolres, langsung merujuk Kapolsek ke rumah sakit Bhayangkara Kota Tebing Tinggi, sekitar pukul 14:00 Kapolsek Teluk Mengkudu AKP BP Pakpahan, SH tiba di RS. Bhayangkara lalu dilakukan pemeriksaan medis oleh petugas kesehatan setempat. “Tidak lama kemudian petugas kesehatan menyatakan bahwa kondisi Kapolsek Teluk Mengkudu AKP BP Pakpahan dinyatakan telah meninggal dunia dalam usia 56 tahun,” cetus AKBP Robin sedih. Ditambahkan Kapolres, jenazah Kapolsek Teluk Mengkudu AKP BP Pakpahan akan dibawa ke rumah duka di Kota Binjai. “Untuk itu kami atas nama keluarga besar Polres Serdang Bedagai sangat kehilangan dan turut berbelasungkawa sedalam-dalamnya dan semoga keluarga yang ditinggalkan tabah menghadapi cobaan berat ini,” pungkas AKBP Robin Simatupang. (a15/c) shalat Shubuh adalah ibadah yang baik namun jika dikerjakan sebanyak tiga rakaat maka akan tertolak. Shalat Shubuh memang perbuatan yang baik namun bila dikerjakan pada waktu shalat Isya, maka akan tertolak juga. Tertolak bukan karena perbuatan atau ibadah itu buruk tapi menjadi rusak karena cara pelaksanaannya tidak tepat. Imam Ibnu Katsir di dalam kitab tafsirnya berkata, “Inilah dua rukun amal yang diterima disisi Allah SWT, yaitu dilakukan dengan ikhlas dan sesuai dengan syariat Rasulullah SAW. Suatu ibadah akan diterima oleh Alah SWT apabila memenuhi dua syarat mutlak yaitu ikhlas dan mutaba’ah Ar-Rasul SAW (mengikuti petunjuk Rasul SAW). Kedua syarat ini mesti ada dan tidak bisa dipisahkan. Bila hanya ikhlas saja, namun tidak sesuai petunjuk Rasul SAW, maka ibadah kita tidak akan diterima. Begitu sebaliknya bila ibadah yang kita kerjakan sesuai petunjuk Rasul SAW, namun tidak ikhlas, maka tidak akan diterima. Suatu ibadah baru akan diterima bila dikerjakan secara ikhlas dan sesuai dengan Sunnah Rasul SAW. Namun yang harus kita fahami bahwa di era kita sekarang ini sudah sangat jauh dari zaman Rasululllh SAW mengajarkan agama Islam, sekitar 14 Abad lalu. Maka tentu kita harus belajar pada para ulama yang memiliki ilmu mumpuni dan diakui tentang ibadah yang akan kita lakukan. Tidak mungkin ujuk-ujuk mencontoh Rasulullah SAW, karena kita mengetahui ajaran Rasulullah SAW bukan dari Rasulullah SAW langsung tapi melalui perantara yakni para ulama. Karena itu pula, kita mesti memaklumi bila ada perbedaan pendapat dalam menerjemahkan ajaran Rasulullah SAW. Karena itu pula, kita mesti hatihati pada siapa kita belajar agama ini, pada ulama yang benar-benar ulama. Ketiga, ghoyat (tujuan akhir). Di poin ketiga ini manusia perlu memantapkan hati bahwa ibadah yang dilakukannya hanya untuk mencari ridha Allah. Bukan yang lain, misalnya ingin mendapat Surga. “Jadi beribadah itu benarbenar harus ikhlas untuk mencari ridha Allah. Ridha Allah adalah kenikmatan terbesar manusia, melebihi segala-galanya. Di dalam ayat di atas Allah SWT memerintahkan agar amal itu berupa amal shalih, yang maknanya adalah sesuai yang ditetapkan di dalam agama, lalu Allah SWT memerintahkan kepada pelaku amal tersebut untuk mengikhlaskan karena-Nya dengan tidak mengharap selainNya. Jadi, amal ibadah akan diterima bila memenuhi tiga persayaratan di atas, niat yang baik, pelaksanaan yang benar dan tujuan sematamata karena mencari ridha Allah SWT. Semoga ibadah kita diterima. Amin. (Guru dan Kepala Divisi Humas dan Pemberdayaan Ummat Pesantren Modern Unggulan Terpadu Darul Mursyid/PDM Tapanuli Selatan)

WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020

Positif Medan .... berpindah. Kalau kita pakai masker, virus tidak akan bisa masuk sampai ke rongga paru dan tidak akan bisa berkembang biak, kalau kita berkerumun, virus semakin cepat berpindah dan beredar di antara kita,” ujar Edwin. Untuk itu, Edwin mengimbau masyarakat agar jangan ceroboh. “Kalau kita patuhi dan ikuti anjuran protocol kesehatan, virus Corona akan cepat mati. Semoga kita segera terbebas dari penularan Covid-19,” kata Edwin.(m29)

Sinabung Erupsi .... diselimuti debu vulkanik. Bahkan ada warga setempat yang berkendara sepeda motor mengalami kecelakaan karena mengerem kendaraan saat bepapasan dengan kendaraan lain persis di depan Teman Jayamart. Sejumlah warga yang mengaku bertempat tinggal di sana belum melihat pembersihan jalan setelah terjadi erupsi pada hari ini dan mereka berharap pemerintah daerah segera menyiram ruas jalan guna meredam debu supaya tidak beterbangan. (a06)

Separuh Anggota .... Jadi, kata Baskami, tidak ada keharusan semua anggota DPRD Sumut hadir. “Jadi yang harus hadir itu adalah unsur pimpinan, kalau anggota bisa mendengar secara daring,” tutur Baskami. Sementara itu, anggota DPRD Sumut dari Fraksi Demokrat Santoso SH, saat dikonfirmasi membenarkan dirinya mendengarkan pidato Presiden dari rumahnya di Kisaran. “Tak harus hadir saya. Lagian saya masih kurang enak badan, namun tetap mendengarkan pidato Presiden,” kata Santoso. Dalam pidato kenegaraannya, Presiden Jokowi membahas masalah keprihatinan bangsa, terkait pandemi Covid-19. “Saat ini sudah 215 negara, tanpa terkecuali, sedang menghadapi masa sulit diterpa pandemi Covid-19 dengan jumlah kematian di dunia 737 ribu jiwa,” ujar Jokowi dalam pidatonya di depan sidang paripurna DPR RI Jakarta. (cpb)

IDI Prediksi .... amat serius. Karena pertama, positivity rate naik, dari 5 persen ke 8 persen, sementara untuk Indonesia 15,5 persen, artinya tiap kali pemeriksaan ketemu positif lebih banyak dari sebelumnya,” kata Zubairi, Jumat (14/8). Zubairi mewaspadai peningkatan kasus Covid-19 pada September 2020. Dia mencermati kenaikan kasus setiap harinya berkisar antara 1.500 kasus hingga 2.000 kasus. Menurut dia, peningkatan kasus positif akan berdampak pada bertambahnya pasien di rumah sakit. Di sisi lain, kata Zubairi, banyak rumah sakit rujukan Covid-19 yang telah penuh. “Kalau kenaikan dari hari ke hari di atas 1.500, ada kemungkinan sebulan lagi kasus mencapai 200 ribu lebih. Nah apakah sekarang kita siap? Kalau sekarang saja sudah penuh (rumah sakit), ditambah dua kali ya bisa bayangkan beratnya masalah untuk bulan September nanti,” ujarnya. Penemu kasus HIV/AIDS pertama kali di Indonesia ini, menyarankan langkah antisipasi yang dapat diambil pemerintah untuk mempersiapkan kondisi terburuk, apabila terjadi lonjakan kasus dan penambahan pasien di rumah sakit. Pertama adalah menambah jumlah rumah sakit rujukan, terutama di wilayah DKI Jakarta yang mencatat pertambahan kasus Covid-19 yang tinggi setiap harinya. “Kalau memang penuh (di Jakarta), RS rujukan ditambah, dari 59 dikatakan jadi 100, memang perlu antisipasi ini untuk bulan depan,” sebutnya. Kemudian, langkah kedua menyiapkan sistem informasi antar rumah sakit rujukan untuk memudahkan proses perujukan antar rumah sakit. Dengan sistem ini juga diharapkan penanganan pasien bisa lebih cepat tanpa perlu mencari-cari RS rujukan. “Membuat sistem informasi antar RS rujukan harus lebih jelas, supaya pasien tidak mencari-cari RS rujukan, padahal ada yang kosong. Penanganan juga lebih cepat,” tuturnya. (cnni)

Mahasiswa Dihadang .... Jumat (14/8). Larangan itu, dikarenakan adanya agenda sidang tahunan MPR dan pidato kenegaraan Presiden dalam rangka HUT ke-75 RI di dalam gedung. Aksi tolak RUU Ciptaker juga terjadi di Kota Surabaya dan Yogyakarta. Suara mereka sama, mendesak pemerintah dan DPR membatalkan pembahasan RUU Ciptaker. (cnni)

5 Pengusaha .... Prakash Lohia, pemilik perusahaan petrokimia dan tekstil, Indorama Corporation. Berbeda dengan Michael dan Budi Hartono, pengusaha keturunan India ini berhasil menambah pundi-pundi kekayaannya US$1,87 miliar sejak awal tahun sehingga jumlah hartanya saat ini menjadi US$7,3 miliar atau sekitar Rp105,8 triliun. Pengusaha asal Indonesia selanjutnya yang masuk daftar 500 orang terkaya di dunia versi Bloomberg Billionaires Index adalah Tan Siok Tjien dan Prajogo Pangestu. Tan Siok Tjien sendiri merupakan istri mendiang pendiri Gudang Garam, Surya Wonowidjojo. Jumlah harta Tan Siok Tjien berkurang US$855 juta sejak awal tahun dan membuat hartanya kini menjadi US$6,96 miliar (sekitar Rp102,4 triliun) dan menempati urutan 280 orang terkaya di dunia. Sementara Prajogo Pangestu menempati posisi 453 orang terkaya di dunia dengan jumlah harta US$4,92 miliar (Rp72 triliun), atau berkurang US$ 3,7 miliar sejak awal tahun. (Bloomberg/m11)

Biden Ungguli .... Research/CNBC Poll pada 7 sampai 9 Agustus lalu memperlihatkan Biden memimpin perolehan suara terbanyak di negara bagian Florida, Michigan, Pennsylvania,Wisconsin, dan Arizona. Sedangkan Trump mengungguli Biden hanya di negara bagian North Carolina. Partai Demokrat yang mengusung Biden juga mencatatkan keunggulan dalam banyak pemilihan senat. Mark Kelly unggul atas Martha McSally dengan enam poin di Arizona, Gary Peters mengungguli John James dengan tiga poin di Michigan. Sedangkan Cal Cunningham berada di urutan teratas di North Carolina, unggul lima poin dari Thom Tillis. Dari hasil jajak pendapat, mayoritas responden sangat menyoroti kebijakan Donald Trump dalam persaingan dagang, ekonomi, serta penanganan pandemi Covid-19 yang dianggap paling krusial. “Hanya 46 persen menyetujui kinerja kerja Trump di negara bagian medan pertempuran dan hanya 44 persen yang menyetujui penanganannya terhadap pandemi Covid-19 karena AS terus menjadi negara yang paling terdampak,” bunyi jajak pendapat dikutip dari CNBC, Kamis (13/8/2020). Jajak pendapat di enam negara bagian tersebut atau yang umum disebut Swing State sebab para pemilih masih terbagi 50-50 tentang siapa yang akan melakukan pekerjaan dengan lebih baik dalam menangani pandemi Covid-19 dan pemulihan ekonomi. (cnbc/m11)

Ada-ada Saja .... kebun binatang Belgrade, ibu kota Serbia. Para penjaga kebun binatang tidak tahu persis tanggal berapa Muja menetas, tetapi reptil itu diketahui tiba pekan ini pada Agustus 1937 dari kebun binatang Jerman. “Dia jantan yang lebih tua dan kami menghormati usianya,” kata Jozef Edvedj dokter hewan di kebun binatang itu kepada AFP. Muja resmi menjadi buaya penangkaran tertua di dunia, ketika Saturnus yang lahir pada 1936 mati di kebun binatang Moskow, Rusia, pada Mei 2020. Menurut laporan berita dari 1937, Muja berusia 2 tahun saat tiba di Belgrad. Saat itu kebun binatang Belgrad baru setahun dibuka. Namun dalam foto-foto di laporan itu Muja tampak lebih tua, dan para penjaga kebun binatang meyakini Muja sebenarnya berusia lebih dari 90 tahun. Meski Muja tidak banyak berkelana ke luar kolam berukuran 12x7 meter yang jadi kandangnya, dia berhasil selamat dari pengeboman Perang Dunia II yang menewaskan banyak hewan di kebun binatang bersama 6 penjaganya. Reptil itu tiba di Belgrade saat masih menjadi ibu kota Yugoslavia. Ia hidup di masa perpecahan negara itu, dan selamat lagi dari pengeboman lainnya oleh NATO pada 1999. Muja dikabarkan masih dalam “kesehatan yang baik untuk usianya”. Dikarenakan usianya yang sudah lanjut, Muja tidak banyak bergerak tapi bisa tiba-tiba lincah saat jam makan. Makanannya terdiri dari tikus-tikus, kelinci, burung, daging kuda, dan daging sapi. (afp/m11)

Waspada/Ist

KETUA Tim Pengabdian Masyarakat FK USU, Dra Merina Panggabean, M Med Sc menyerahkan tanaman anti nyamuk kepada Ketua PKK diwakili Seni Suprihatin, di Kantor Lurah Ladang Bambu, Kecamatan Medan Tuntungan, pecan lalu.

Cegah DBD, Warga Diimbau Punya Satu Jumantik MEDAN (Waspada): Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara (LPM FK USU) mengadakan kegiatan pengabdian masyarakat di Kantor Lurah Ladang Bambu, Kecamatan Medan Tuntungan, pekan lalu. Ketua Tim Pengabdian Masyarakat FK USU Dra Merina Panggabean M Med Sc mengatakan, tujuan kegiatan ini tentang pentingnya menjaga sanitasi lingkungan dan rumah dari tempat perkembangbiakan nyamuk. Ia berharap agar tiap rumah mempunyai satu juru pemantau jentik (jumantik). Selain itu, lanjutnya, juga dianjurkan kepada masyarakat untuk melaksanakan program 3M plus, yakni

menguras, menutup tempat penampungan air dan mendaur ulang. “Sedangkan plusnya dengan members larvasida (bubuk Abate), atau menanam tumbuhan anti nyamuk,” ujar Merina didampingi Anggota Tim dr Helma Yulfi DAP&E MMed Ed, dr Irma Sepala Sari Siregar dan dr Ariyati Yosi SpKK MKed (KK) kepada wartawan di Medan, Jumat (14/8). Dikatakannya, dalam pengabdian masyarakat ini juga dibagikan tumbuhan anti nyamuk kepada rumah-rumah warga di Kecamatan Medan Tuntungan. Selain itu, pihaknya juga membagikan masker untuk para kader PKK, untuk mence-

gah pandemi Covid-19. “Yang kita kunjungi sebanyak 75 rumah. Tumbuhan anti nyamuk yang dibagikan adalah lavender, rosmarry dan selasih,” jelasnya. Adapun, tambah Merina, pengabdian masyarakat tersebut diikuti oleh ibu-ibu kader PKK dari 5 lingkungan di Kelurahan Ladang Bambu Kecamatan Medan Tuntungan. Sementara itu, Ketua PKK diwakili Seni Suprihatin menyambut baik kegiatan itu. Ia mengucapkan terima kasih dengan kedatangan pihak FK USU dan berkenan memberikan pelatihan. “Kami sangat mendukung kegiatan ini. Kita berharap kegiatan ini berkelanjutan,” ujarnya. (m06)

Horison Bagikan 1.000 Masker Ke Korban Erupsi Sinabung DELISERDANG (Waspada): Memperingati HUT ke-2, Hotel Horison Sky Kualanamu menyerahkan 1.000 masker kepada masyarakat korban erupsi Gunung Sinabung, melalui El Tawaheed Foundation, Jumat (14/8). Penyerahan masker di Hotel Horison secara simbolis dilakukan Pjs.General Manager Hotel Horison Sky Kualanamu, Endrizal, kepada Budi perwakilan El Tawaheed Foundation, usai pemotongan nasi tumpeng dan doa bersama. Selain itu, diberikan bantuan berupa bingkisan kepada warga yang membutuhkan di sekitar Bandara Kualanamu. Marcomm Manager Dewi Sartika Sinulingga mengatakan perayaan itu sangat berbeda dengan perayaan ulang tahun sebelumnya. Kondisi itu dilakukan di saat semua industri pariwisata sangat berdampak

atas pandemi Covid-19. “Kegiatan ini merupakan wujud syukur dan kepedulian di masa pandemi Covid-19, apa-lagidisaatGunungSinabung erupsi lagi,” sebut- nya. Pihaknya berharap pande-

mi Covid-19 segera berakhir dan kepada masyarakat dihimbau agar tetap mematuhi aturan pemerintah yaitu menjalankan protokol kesehatan sembari tetap menjaga kesehatan tubuh. (a13/B)

Waspada/Irianto

Pjs Manager Hotel Horison Sky Kualanamu Endrizal menyerahkan 1.000 masker kepada korban Erupsi Gunung Sinabung.

UEA Jalin Hubungan Dengan Israel DUBAI, Uni Emirat Arab (Waspada): Uni Emirat Arab (UEA) pada Kamis (13/8/2020), mengatakan bahwa mereka bertekad untuk mengambil “langkah berani”, yaitu menormalisasi hubungan dengan Israel sebagai solusi untuk IsraelPalestina, yang berkonflik sejak lama. “Sebagian besar negara akan melihat ini sebagai langkah berani untuk mengamankan solusi dua negara (Israel-Palesti-

Pertambahan .... Jumlah spesimen yang diperiksa 26.018. Kemudian mengenai pasien suspek di Indonesia ada 75.257 orang. Laju penularan virus corona di Indonesia masih belum menurun drastis. Penularan masih terjadi di banyak tempat terhadap berbagai lapisan masyarakat. Berkenaan dengan hal itu, pemerintah berulang kali menyampaikan, agar masyarakat mematuhi protokol kesehatan. Terutama ketika beraktivitas di area publik. Misalnya dengan memakai masker, menghindari kerumunan, menjaga jarak satu sama lain, serta rajin mencuci tangan. Langkah-langkah itu bisa meminimalisir potensi tertular virus corona. Sejauh ini, pemerintah ingin memperketat penerapan protokol kesehatan di area publik. Presiden Jokowi menerbitkan Inpres No. 6 tahun 2020. Di dalamnya termaktub beragam sanksi untuk mereka yang melanggar protokol kesehatan. Presiden Jokowi juga menginstruksikan Panglima TNI serta Kapolri untuk memberi dukungan personel kepada pemerintah daerah. Tujuannya, untuk mengawasi penerapan protokol kesehatan di masyarakat. (cnni)

na), memberikan waktu untuk negosiasi,” kata Menteri Luar Negeri UEA, Anwar Gargash pada konferensi pers. Ketika ditanya kapan kedua negara akan membuka kedutaan, dia mengatakan tidak ingin berspekulasi mengenai jangka waktu, “tapi ini pasti bukan waktu yang lama”. Perdana Menteri Israel, Benjamin Netanyahu menyambut baik “hari bersejarah” itu, setelah pengumuman kesepa-

katan yang dijembatani Amerika Serikat (AS) untuk menormalisasi hubungan antara negara Yahudi dan Uni Emirat Arab. Kesepakatan penting yang diumumkan oleh Presiden AS Donald Trump setelah adanya penandatanganan perjanjian perdamaian, yang akan menjadikan UEA hanya negara ketiga di dunia Arab yang memiliki hubungan diplomatik penuh dengan Israel. (afp/m11)


WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020

PENGUMUMAN SBMPTN 2020

A3

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA PENDIDIKAN DOKTER 120111150495 ZUHRA NUR IVANKA LUBIS 120121010332 EMELY VETRESYA SITEPU 120121010413 CHRIS AUDRIC JUSTIN 120121011246 JESSEN SUHERMAN 120121011578 DAFFA INDRIANI 120121030485 HANNI SYAFIRA NASUTION 120121031618 SABINA SYALWA RAMADHANI 120121050860 IRA NURHASANAH PASARIBU 120121070348 ARNOLD ALBION DEARDO SIPAYUNG 120121070786 ARRIDHO ANWAR DALIMUNTHE 120121070862 RUTH THERESIA SIBUEA 120121071299 DIFA SONIA MARPAUNG 120121071348 HAIKAL HAMDI RYZAN 120121110208 HANIFAH RIZKIA WEDHASMARA 120121111376 HANNY CYNTHIA ELISA SIAHAAN 120121111546 GRACE DANAU ARTA 120121130195 RAISA SYIFA HANIF 120121130448 DEBY RAHMA YUANDIRA SITEPU 120121130649 FARHAH PUTRI FADILA 120121130715 CATHERINE CHRISTABEL REBECCA SIRAIT 120121130920 BENEDITTO ALFINUS SIHOMBING 120121131721 AGSELA LUMBANTOBING 120121150825 STEPHANIE SILVY MARIA SERASI HUTASOIT 120121151307 JESSICA MIRANDA BUTARBUTAR 120121151423 JOHNSON KANNADY 120121151448 ERICK YINARTA 120121170138 DARWIN HOTLAS MARANATHA MANALU 120121171082 MARIETA JOSELIEN RITONGA 120121171504 S A M U E L B A R M E N C H R I S T I A N L U M B A N T O B I N G 120121190794 AGNES GOHANNA TUA RAJAGUKGUK 120121191057 CHRISTANTI REGINA BR GINTING 120121191308 YOLANDA CHRISTY PASARIBU 120121210439 NABILAH NUR AMIRAH 120121210869 GABRIELLA PUTRI DEAR BR. MUNTHE 120121231589 SYAFIRA SYAFRIDON 120121270413 EGIDIA JEMIMA PASARIBU 120121270519 RIFHANI ASHILLA SHIFA 120121271104 SHARON CALLISTA HENRY 120121271107 MUHAMMAD REYHAN AFANDI HARAHAP 120121271571 AISHA AULIA 120121310302 FEMMY RUTH OSSISEANNA 120121310510 ELVA ANANDA PUTRI BR MARBUN 120121310861 DEVINA VENUS ANGELIQA BR PINEM 120121311646 ARTHA EUGENIA TURNIP 120121311709 DEVIN CHRISTIAN SILABAN 120121330152 PATRICIA SONYA ELISA PAULINA SIREGAR 120121330591 MEGA LISNAWATI FARIDA SIAGIAN 120121331131 SOFIA HILWA YASMINE NASUTION 120121331173 ANGGINA MAULIDA SIREGAR 120121331178 SYNTIA BELLA PUTRI SILALAHI 120121331352 BILLY CHANDRA 120121370503 PAUL BEHRING MANURUNG 120121370773 JUSTIN WESLEY 120121370934 ALYYA ANDINI SYAFITRI 120121371248 DENNY WIJAYA 120121390966 HAFIZA HUMAYRA PRABISMA POHAN 120121410090 ONDO TAFA HASIHOLAN 120121410318 AGNES VANESSA GRACE SITUMEANG 120121430210 CUT RAUDHATUL RIDHA KARNEDIEY 120121450327 THALHAH KHAIR 120122050801 PUTRI CHALYA FIRJATU 120122070682 CLARA ANGELINA 120122110791 FIOLA ELSABILLAH AMANDANI 120122130507 DEA SYAFIRA ALAMSYAH SITOMPUL 120122210227 GRACE 120122250733 TALENTA MANURUNG 120122251021 PUTRI CECILIA SURTI NATALIA SITOMPUL 120131030224 SUNAN ARYA WIENGGORO SYAMAGI. S 120131190139 SHABIRA DEA PUTRI 120141010470 BRAMANTIO ZARVA FEBRIZA 120142030027 BAYU HARLY PUTRA 120143470095 DHEA NATALIA TAMPUBOLON 120151150330 DIANDRA ANGELIA AZ ZAHRA 120151370205 GRACE FRISCILLA MARGARETHA KARO-KARO 120161190446 FIRDA ANNINDIATI 120171190289 CHRISTIAN REINHARD MARBUN 120312010138 SALSABILA PANDIYA 120312190370 BONI ADIAN MANURUNG 120321050037 VINNY FARIDA HASIAN 120321130395 CUT INGGRID HUMAIROH NUGRAHA 120321510434 ELIASON NOEL RAMBE 120333210098 SHEKINAH NAULI 120341031445 ANASTASIA NADYA WIDANTI 120371650171 ANDRIAN ALFAJRI 120121331023 MUHAMMAD RAFI AKBAR 120121331165 SAHDIANTA SEMBIRING 120121370940 MUHAMMAD ZACKY FAHRUMI HASIBUAN 120121390045 FADHLI AL FIKRY NASUTION 120121390961 DAVID HANSEN MARBUN 120121410257 LOUISE CAVIN SIDABUTAR 120121410360 EFIFANIA SIBAGARIANG 120122090950 GRINIUS BRILIANTA SIMAMORA 120122170663 AISYAH ANJANI PUTRI SIREGAR 120122170827 MANGATURJONATHANHASIANSIMANJUNTAK 120122190266 AMOS STEPHEN IMMANUEL SITINJAK 120122210868 ANGGI ANDINI RITONGA TEKNIK SIPIL 120131070101 120133450181 120133450299 120161130019 120321390341 120323090363 120323370079 120324570434 120341071781

GUNTUR TRI WIDIYANTO SHERLY ANZELINA DEPI BR MARPAUNG GEOFFREY PAHALA SIAGIAN JEREMY AGUST SUMURUNG ARITONANG NAUFAL ALIF RAYHANDI JUAN IBRAHIM SUDARSO JOHNATHAN PUNGU HAMONANGAN MANIK MICHAEL STEVEN VIONA RHOFIKA

TEKNIK MESIN 120111190566 120121011002 120121011202 120121030527 120121050654 120121050845 120121051346 120121051389 120121051451 120121070607 120121070819 120121070979 120121071037 120121071084 120121090807 120121110175 120121111093 120121130317 120121131290 120121131377 120121131603 120121150399 120121150463 120121150612 120121151007 120121171402 120121190987 120121191395 120121191423 120121191552 120121230910 120121251143 120121290548 120121290588 120121290740 120121291202 120121330307 120121330547 120121350431 120121350445 120121370579 120121370955 120121371349 120121371630

IQBAL MAULANA USAMA ALHUDA MINDO CHASNIEL SARAGI YOGI ELIEZER PANGARIBUAN REIHOBOTH PANDU DAMANIK GABRIEL ALEXANDRO SEMBIRING EDWART GILDON ALBERT SINAGA ALVINO VALENTINO PASARIBU ROBINHOT SINURAT ALEX POSMAN TAMBA FARID HABIBIE NASUTION IGNATIUS SUDARTO HASUGIAN JULIANDI SAPUTRA LUBIS YOSIA FRANKLY BEHERZT SIHOTANG WILBERT MARCELLINO TIMOTHY YUDHA SILALAHI PATRICKO MICHAEL ZEPANYA RIZKY AL’FANDY ANDI DAHNER GINTING WILDIAN FRANSISKUS.S ARDY AFRIANDY GINTING ANGGARA JOEMORA PARDI BAKARA PUAN FADHILAH POHAN. S SRI WAHYUNI ANGELIUS MANAMBOK SIDABUTAR AZ-ZAHRA PRAMESWARI PIETER JONATHAN WAHYU HIDAYAT ZEFANYA YOGIE PRATAMA HUTASOIT MARIO STEVEN ANDHIKA PUTRA YOSE HARAHATA SIREGAR KELVIN NGJELRALDO JOI JOGI PRATAMA PAKPAHAN STEVEN SURANTA TARIGAN ANANDA BAGUS SITANGGANG MUHAMMAD IBRAHIM SYAH M. RAFLI CLAUDIO RAJAGUK-GUK DANIEL RADO TIMBUL SIMANJUNTAK SALMON PARLINDUNGAN SIHOTANG GABRIEL AGINTHA J. GINTING GANDA JULMIN SARAGIH KEVIN NICHOLAS YEREMIA MARPAUNG

120121371660 120121390253 120121410307 120121430151 120121430849 120121450062 120122110128 120122130025 120122130444 120122150648 120122190093 120122250237 120131070028 120131210323 120133410219 120133430292 120143470179 120171390570 120321210762 120321350667 120323390583 120332110034 120332210623

SAMUEL SIAGIAN JOY HULMAN HUTASOIT SHIVRAAJ SINGH DHILLON ABRAHAM REYVIDO LUMBAN TOBING MICHAEL JUNICO F HUTAGALUNG ASHABIL KAHFI SYAKURA SITUMORANG IKMAL DWI CAHYO BOB KEVIN SIMANJORANG ANDIKA KRISTIAN SIMBOLON IVANDO ALFONSUS SINAGA GEOFFREY ORLANDO BRANDO ANDIKA PUTRA REYNER SAMUEL H SIREGAR RIAN SYAHREZA DAVID THEOPARLI SIHOTANG YOGI JUANDA SIANIPAR HAIKAL MAULANA REMINDO MUHAMMAD REIHAN TRIANDHIKA MAULANA RIDHO SIREGAR HIRAS JEREMIE TIMOTHY RAY IVAN MARPAUNG DIFFANDA MOHAMMAD PUTRA KAMBAKSONO SANDY SIMBOLON

TEKNIK ELEKTRO 120121011021 TRISTAN BUDIMAN 120121031131 TITO BREGIN SITEPU 120121031233 TUMIAR ANGEL TAMPUBOLON 120121031380 MICHAEL HARDY NAJOGI 120121031536 ARMANDO PRAYOGA SEBAYANG 120121031611 BONAR RAJA TUA 120121051057 M. YANDRE FEBRIAN 120121051309 NASYWA CHOIRIANA SAFITRI 120121070322 VIERRY SIAHAAN 120121070510 FERDI J.M SIHOMBING 120121071499 WIRA PERDANA GINTING 120121091563 REINHARD PHILIP PANJAITAN 120121110021 ALDO STEPANUS KABAN 120121130412 ALFAIRUZA DEFRI HARAHAP 120121130604 NOVER HISKHIA SIMANJUNTAK 120121131563 IKHSAN ANUGRAH 120121131716 ALBERT TANIUS 120121150287 MICHAEL ALBERTIANUS SINULINGGA 120121170428 RONALDO PUTRA PRATAMA SINURAT 120121171684 WIRANTA ANASTASYO MARBUN 120121190973 ANGEL SIHOTANG 120121230598 JONATHAN FERNANDUS PANJAITAN 120121250114 KHOIRUN NISA SIAGIAN 120121250236 HAFIZ RIZAL AZMI 120121251195 FRANSAKTI MANUEL SIMANJUNTAK 120121251254 DANIEL MAJU SITORUS 120121270116 CELINE AMORA KARO KARO 120121270247 FELIX FIRMANDUS SAMOSIR 120121270552 TERRY ALWAVI GINTING 120121310626 REY NALDI NAIBAHO 120121310637 JEKLIN SIHOTANG 120121311738 ALDINO SAPUTRA 120121330774 LEO FERDINAND AGUSTINUS 120121350050 JOSUA MORA SATRIA SITUMORANG 120121350212 ATTHORIQ ATHAR SYAH 120121350675 DEDI ANDRE MARTUA RAJA PANGGABEAN 120121370423 JIOBARRY GINTING 120121390352 JOHAN JOY SIAGIAN 120121410769 M. ABIY SYAUQI RABBANI 120121410938 KEVIN ALDORA CRISTIAN SUARDANA 120121410995 TIMOTHY ANDREW MANULLANG 120121430646 JOEL WISMARTUA SILABAN 120122010837 JOYKARTA RAJAGUKGUK 120122030906 PAULINA MIKI SIHALOHO 120122050174 RIZKY FAUZAN RITONGA 120122051013 IVAN DHIO BUTARBUTAR 120122090191 MATIAS AGINTA TARIGAN 120122110166 MARIA SARTIKA SIMATUPANG 120122110208 HERBET IMMANUEL SILABAN 120122110415 FAUZAN PAWITRADI 120122170529 RONALDO ANLES SIMANULLANG 120122170679 FADLY NUR RIZKY 120122190405 PEBRIO ADRIANUS NAINGGOLAN 120122250594 JUNIPER SITORUS 120131070910 YOEL OVALDO MARSOIT 120131130233 WAHYU AFANDI 120131130739 ANDES FERNANDA MANALU 120131170823 YOHANSSEN PRADANA PARDEDE 120131190568 CHRISTIAN KEVIN IMMANUEL SIMARMATA 120131210463 DEBI PUTRA P 120131270036 STEPHEN ALFREDO BUTAR BUTAR 120133450266 GEORGE RUDIYANTO HUTAGAOL 120133470151 REEHAND DAMARA 120141310024 FAZA ANALA NAZWA 120151010367 TEGUH JUANG SINAGA 120151130417 MUHAMMAD KHOLIL AZZUHRI 120323071007 GLORYA AMADEA SITINJAK TEKNIK INDUSTRI 120114130064 ABDILLAH THOHA 120121010753 FEDRICO 120121011426 HANA CHARELIN HUTAGALUNG 120121030433 ADAM DIOCTA TEMANTA BANGUN 120121031333 HANIF FADHILAH 120121050143 CINTHYA MARGARETTA 120121050252 AKBAR GADING ALFADLI HARAHAP 120121110289 SION FAREL PANJAITAN 120121110304 FERDINAND KENAN MANURUNG 120121110732 PAULUS PERNANDO SIMANJUNTAK 120121111081 EVELYNA ESTHER SIAGIAN 120121111182 DIORA FEBE GULTOM 120121130642 YOHANA ROSINAR NAINGGOLAN 120121130752 BENY ALPONSO SARAGIH 120121131272 DAVID WIJAYA 120121131550 MUHAMMAD RIZKY 120121150711 SUDI HOTTUA SITANGGANG 120121151473 NATHANAEL SINAGA 120121151686 YOHANA APRIL CILIA SIMANJUNTAK 120121170548 KHAIRINA MAHFUZAH SIBARANI 120121170616 JORDAN IMMANUEL NAINGGOLAN 120121170892 DIAN SPELLA SIMANJUNTAK 120121171638 YOSEFH TAMADO GINTING 120121190396 ANGELIKA WIJAYA 120121190743 ANGGI REBECCA SIMANJUNTAK 120121190991 DAVID EZRA KRISTOFEL HUTAURUK 120121191445 RIBKA SIONAREL TARIGAN 120121210081 GLENN ALDO NATANAEL SINAGA 120121250663 ANDIKA SUKMA OMPUSUNGGU 120121270072 M.DAFFA ULHAQ LUBIS 120121271319 LEONARDO GINTING 120121271521 ALKENT CHENIO 120121291569 HOPY GRESIA HUTABARAT 120121311629 CHRISTIAN JULYANTO NAINGGOLAN 120121330723 SRI ROHMANISA BR SIMANGUNSONG 120121330957 MUHAMMAD RIDHO SYAM 120121350449 MONICA BUTARBUTAR 120121371014 JESICA F. MANURUNG 120121371254 FRISKA WULANDARI SINURAT 120121371399 AGUS HARAITO PASARIBU 120121371718 FARAH DHIBA HUSNI 120121371726 ULI VINESA NATALIA SIALLAGAN 120121390211 JOCELYN 120121390273 M.SAZLI RASYIDI 120121390371 GWYNDOLYN LAM 120121410091 AZRANI SARAGIH 120121411018 DAVID PARDOSI 120121450203 RAFAEL NICHOLAS SITORUS 120122030383 RAIHAN FATAHILLAH 120122070286 MINDY 120122070392 GABRIELLA TIMUR SARAH DIVA 120122110259 TAMARA OCTAVIA SINAGA 120122130116 RIBKA PATRICIA SIAHAAN 120122130427 PRIYA DARSENI 120122150421 JERRY 120122150474 DWI SHINTYA 120122170139 BAGAS 120122170371 DEVIN 120122210998 VISAKHA PHANJAYA 120122250548 AULIA NUR IHSANI

120133450282 120133570112 120133610204 120141310426 120171070218 120171170389 120312150012 120324490206

KHAIRULLAH ZIKRI ERIEK PRADIKA PAKPAHAN ASYIRY ALSHIYAM MOHAMMED SIREGAR SOELTHAN ADZINAT LIRABBIHAA MUHAMMAD JAMIL HARSENO ASSYURA ZUMARNIS JIHAN NABILA LUBIS TOM PARULIAN

TEKNIK KIMIA 120121011544 120121030179 120121030778 120121031528 120121050074 120121051367 120121051440 120121070446 120121091658 120121110816 120121111013 120121111029 120121111033 120121111115 120121111116 120121111457 120121111458 120121130145 120121130256 120121131182 120121131562 120121150037 120121171169 120121171273 120121171397 120121171632 120121250460 120121250938 120121251633 120121251668 120121251696 120121290430 120121290796 120121291189 120121330348 120121330757 120121331193 120121370465 120121370500 120121371067 120121371242 120121371596 120121371695 120121390007 120121410357 120121410476 120121430034 120121430492 120122050483 120122050665 120122070028 120122070132 120122090816 120122110951 120122130511 120122170616 120122170775 120122190138 120122250136 120122270197 120131210186 120131270338 120142470161 120142470494 120323350716 120341490308 120342450213

KESAR PALLAZO CHEN WAN DWI RANI AZIZAH DANIEL ROHKI SARAGIH RAFAEL AGINTA SITEPU CHOSSIE ANDRA PRATAMA SIREGAR CUT FADIRA SORAYA GABRIELLA PUTRI PANJAITAN DESKA RIZKI PRATAMA GRACE IVANA BATSEBA BRM TARIGAN BRYAN TUAH PRIMA SIAHAAN MUTIARA KARTINI SUJONO MARULI RAHNADI RAKA HUTAJULU ANGELICA MARTA GUSTINA DAMANIK CALVIN OCTAVIANUS HUTABARAT TIATIRA DERMAWATI NAPITUPULU RIZKY PRATIWI NABABAN ANNISA NURUL IZZA DANIEL IVAN S ROULLINA MAGDALENA NAIBAHO SEVIA RAJAGUKGUK LYDIA FEBRIANA VIRGIN TIARA SARI LUMBAN BATU MUHAMMAD KHUWAILID IRENE SHAPIRA SIREGAR RIKO ANDRIANSYAH LESMANA FEBI ESTERIA GIRSANG JOHANNES SIREGAR JOICE LUMBAN TOBING JASMINE WINARTA JUAN AKMAL NASUTION FITRA ZIDAN RIZZIQ THIODORUS MARVIN T JANDRA DWI MAULINA CATRIN LARANOSA SINAGA MICHAEL BOBY HARTANTO DAVID ARTA SAMOSIR DEWI NOVITA WARUWU DANIEL PRATAMA TAMBA WILLY FERNANDO PAKPAHAN LASMARIA SIMBOLON REGINA ANNA GRACE SIMORANGKIR KALVIEN NIVASA ERIN JOLYN DEDI MARSELINO SITOHANG GRACIA MARTHAULI SIAHAAN RUSMAWATY QUINT SITIO MHD. REZA KURNIAWAN LUBIS RENATA AMBARITA NOFIFAH ZAHRA ADELIA SIREGAR RINALD PARULIAN BUTAR BUTAR GUGUN ANUGRAH HUTAGALUNG IRYUNI MADINAR PULUNGAN AGNES KARTIKA MANURUNG ANDY SUNARYO DEVILI OKTRIS MANALU VANDRIA ALAMSYAH SYOFMARLIANISYAH PUTRI GRACE CAROLINE OKTAVIA NAINGGOLAN JEREMIA TOGI CHRISTIAN SIADARI ANEFA BAROZA NAJLA ANDINI APRILLA UMAR MHD AL HADID MUHAMMAD FARHAN NASUTION GILBERT SIREGAR IZHARUL HAQ

PENDIDIKAN DOKTER GIGI 120114070077 STEVEN LIE 120121010020 VIONA 120121010056 NIQUITA 120121010355 GABRIEL GOMGOM NICHOLAS PASARIBU 120121011204 ADE YULIA UTAMI 120121030174 ALEX ALFREDO 120121030455 IRENE ALONDRA SITORUS 120121050031 JANA ARYA LESTARI BR PERANGIN-ANGIN 120121050292 S. REINNATA LYANKA 120121071700 EMI SARAH NOVITA MARPAUNG 120121110731 GRACE STEVANI TURNIP 120121110875 ELSA MARGARETH BR. SINAGA 120121111201 JESSLIN PRISKILA APRITA SIAHAAN 120121111603 NASYWA TIARA SYADANA 120121130372 NOVITA SARI SILALAHI 120121131191 SAMUEL MARU HASIHOLAN LUBIS 120121131489 MUHAMMAD HAEKAL FAHMY ANNAUFAL 120121131527 OKTAVIANTY FANG 120121150239 AFIFAH NURUL RAHMAH 120121150760 YEMIMA GREISHEILA GIRSANG 120121150926 FEBYLIA DEBORA BR TARIGAN 120121150952 STEFFIE GOVIANI 120121151339 RAFIF PRATAMA 120121151487 LERIN ANDRIANI BR. PINEM 120121170191 AUDRY TRACY MONICA SIMATUPANG 120121170577 CARISSA PRADIGO 120121171078 ULY DELFIANI HASIBUAN 120121171369 JENNY YOHANNA PANGGABEAN 120121190275 MARIA DELIMA NIA SIHOMBING 120121190793 ALYA PUTRI AXA 120121190922 CECILIA VANIA PUTRI 120121211051 UNING AL-KANZU BR SEMBIRING 120121270400 YOHANA KRISTINA 120121270500 INDAH JAYANTI SITORUS 120121270900 SEBASTIAN CHANDRA 120121290707 JESCELYN LAIVANI 120121291693 RACHEL FELICIA INTANI NAINGGOLAN 120121310345 HENDAH HAFIZ AZHARY HARAHAP 120121330717 RIDANTI MAHRANI 120121330782 ETHAN 120121331337 SRI HELSA ROSIVA AGUSTINA SILITONGA 120121331647 MICHEEL NINI CORDES SINAGA 120121370825 CLAUDIA NATASYA 120121371409 KERENHA 120121371500 FREDERICK JOHANNES 120121390992 YESIKA RENATA SITUMORANG 120121410206 OLIVIA MONALIZHA PANJAITAN 120121411049 SYAHRENINA DIVA PORANC 120122070330 HOWARD EDSON 120122070905 JIHAN NADHIRA 120122110750 RANDY GUNAWAN 120122250003 C H R I S T O P H E R M A R T O G I T O N A R O S I M B O L O N 120131050425 THANIA AZARYA RUMAHORBO 120131150868 AULIA NISA ARRAHMA 120131210475 MUHAMMAD RAFIF RIZQULLAH 120133390207 ADE LIANA DWI ANANDA 120133470201 GERALDINE ESTEVANI SITIO 120133510193 NATASYA REGINA MURNI SIMANJUNTAK 120133530202 SITI AISYAH 120133630132 CHARLES WONG 120141210246 KHALILA RUMAISHA 120161150283 NASYA AYU VIANDINI 120171050356 MIFTAHUL MUTHMAINNAH RIZANI 120171430041 ASMA NURUL AZIZAH 120171470142 RIZKA AYU ORINASARI 120191450149 KURNIA ANASTACIA 120312170454 GABRIELLA HOTNAULI PASARIBU 120321310834 HALIZA KHAIRUNNISA IRWANDANI 120321470148 SARAH SYAKIRA 120323330455 PRANS SAMUEL ANTONY MANURUNG 120323690917 FRISKA ROMAULI SIMBOLON 120323691307 SAMUEL KEVIN 120324130053 ZHAFIIDHIA AUVA ULDYAWAN 120332270608 NARLIVON IDAM PARNI HIA 120355210124 DESY MAYLANA MANURUNG

120355250368 120356270527 120371610236 120511250528 120935130009

RIDHA AULIA RAHMAH BAGOES ANGGORO CESAR PUTRO INNA MUTHMA INNAH CLARA NATASYA MANURUNG TIARA MELISA SIHOMBING

MATEMATIKA 120121010196 120121010972 120121030980 120121050562 120121070261 120121071039 120121090652 120121110089 120121110209 120121110327 120121110642 120121111590 120121130937 120121131181 120121131518 120121151275 120121170012 120121170443 120121171329 120121230756 120121250793 120121251459 120121251743 120121251745 120121270884 120121271705 120121290031 120121290189 120121310182 120121310985 120121311653 120121330135 120121331324 120121331475 120121350045 120121351089 120121351673 120121370128 120121370547 120121450270

EDITH FAVIAN DANIEL SILALAHI JEAN PROBOSKY GINTING KANIA FEBRY SITOMPUL DION ORLANDO SITOHANG HEVI SEPATIA SITUMEANG BERNATH BRONSTED HULU ANANDA IFRAJIANI KHAIR WENY GRACE SITOMPUL NATALYA SRI REZEKI NAPITUPULU NAOMY ABELLIA IZNI KHOIRUM AMANDA OCTAVIANI TARIGAN MUHAMMAD ALFIAN SONYIA JULIATI MANIK RUTH ANGGIE TAMBUNAN KERIN GIBSON NAINGGOLAN ELESA JESSY BR SURBAKTI SHERLY VITARA HARAHAP YULI GREACE CESILIA TURNIP CUT TIARA SANI GLORIA IMANDA FIRGINIA ASTUTI SIHOMBING MUHAMMAT RAYYAN NASUTION AGNES GLORY SIAHAAN PUTRI MAY SARI ZEGA AKBAR RAHIMSYAH BURMAWAN NABILA MAHFUZAH WIDYA SEVRI DEVINA LUMBANTOBING GRACE PATRICIA SILALAHI MUHAMMAD RAFLI LUBIS DITA MUTHIA JOSHUA PASCA DUASA SIMAMORA GILBERT PAULY HAMONANGAN TAMBUNAN ERWIN REINALDI GIBEON PASARIBU DAFFA BELI NAUFAL CINDI TIA ARDANESWARI. H PUTRI PERBINA SAYOGA BR BARUS ELFRIDA ROZSA SINULINGGA ALPONTURA SIREGAR MUHAMMAD RUSDI AL ZALIL

KIMIA 120111010323 120121011165 120121030975 120121050142 120121050168 120121050544 120121050616 120121050989 120121051260 120121070655 120121071233 120121091187 120121110290 120121110593 120121110957 120121130510 120121131535 120121151353 120121151504 120121190891 120121191287 120121230488 120121231087 120121250603 120121250885 120121250981 120121290184 120121291496 120121291560 120121330365 120121330905 120121350026 120121370171 120121370658 120121370731 120121390223 120121410972 120121430377 120121430910 120122010193 120122030006 120122030087 120122070171 120122090416 120122090484 120122110101 120122110185 120122110376 120122130298 120122150445 120122150653 120122150697 120122170315 120122170660 120122211037 120122250434 120122250471 120122250917 120122250982 120131050316 120141110426 120151210247 120335150124

CHARLES CITRA AULIA RIZKY SUFINA AZZAHRA ARIF KURNIAWAN TELAUMBANUA DYNDHA THAHARAH TRIA MEI CHRISDA NDRURU VEBI JUNITA CAESARINA ICA LAMRIYANI GULTOM MAYA RANI SHAHIRA SIREGAR WINDI AGUSTI SIHOMBING DHIAH AYU PRAMESWARI FAHMI ARDIAN MUTIARA SYAFTIANY BR. SINAMBELA JOSUA PANDIANGAN MARIATI ULY ARTHA TEGAR PRATAMA FAYADH FADILAH NASUTION ESRA CLAUDIA NAINGGOLAN FERANITHA GABRIELA GLORIA SIRAIT BALQIS MARA PUTRI BETHRYDA TASIA SIAHAAN ROYANTI BR PURBA PETRONELLA PARULIAN TAMBUNAN MONALISA GRESELA BR SILAEN NOVI SAULINA SIMANUNGKALIT MUHAMMAD RIFQI FATHIN VIA UNI ROSA SIANIPAR DIAN SEPTRIANI YOLANDA DAMANIK ANZELINA FRANSISKA BR BARUS BINTANG SRI MUTIARA RAHEL ARGANA DOLOKSARIBU FEBY CRISTI YENI SIPAYUNG NOVIA RAMADHANI INTAN ALI NASUTION THEOFANNY APRIANGEL JOELIN SIAHAAN QORDOWI DAHLAN MUHAMMAD ADIS SYALINDRI GRACE MAY ANGEL SIRAIT RIFDAH QONITAH MUHAMMAD ARIEF BIJAKSONO SUQRIYA ZEXWA MUCHTAR YEREMITA SILITONGA MAR’ATUL FADHILAH LUBIS ELA RIANTI SIANTURI MUHAMMAD IBADURRAHMAN FARDA NATA SYAKIRA ADILLA PUTRI NAZAHA WIDYA FAUDINA YABES DESTRINA ZESI BR TARIGAN NABILA AGUSTIN RIZQALSYA TOYIBI SANTA DEBORA FEBBY VERONIKA BR SINAGA NADYA KHAIRUN NISA BRYAN GIRSANG WINDA FOUREND SARAGIH NURUL FADILA LUBIS ALWI KHAIRUNSYAH PINEM ALDINETRINE MANURUNG NATHASYA MELANI VERONICA DEFRANS WINOKA SARI WIMELDA HARAHAP SHERYL MARGARETHA

FARMASI 120112130080 120114290070 120121010264 120121010576

AGNES VALENCIA LAINY RAFIQAH JESLYN NATHASHA LOKA IRENE FEBRIANNA TARIGAN

120121010638 120121010775 120121030461 120121030522 120121030655 120121030848 120121030868 120121050927 120121051021 120121051493 120121070441 120121070958 120121091037 120121110273 120121110694 120121131454 120121150181 120121150242 120121150503 120121150744 120121151715 120121170016 120121170290 120121170606 120121170757 120121250157 120121250838 120121251690 120121270494 120121270569 120121270988 120121271611 120121290553 120121311161 120121311247 120121311333 120121330357 120121330995 120121331238 120121390266 120121410274 120121430149 120121430967 120122010476 120122030828 120122050937 120122090418 120122110118 120122170256 120122190210 120122190483 120122210429 120122210931 120131010185 120131010707 120131050319 120131270003 120131310376 120131310436 120133470255 120133630283 120142170180 120143150009 120143170061 120143210175 120143330091 120151150445 120161130447 120171150392 120323450987 120341010379 120511210384

VIVIAN PHOEBE SHEILA NURUL FAJRIAH NALA ALIA NADHIRA CAROLINE JOVANKA JAPAR SAVIRA MUDRIKA PUTRI SEREN ERNEST FLAVIA JONATHAN SITOMPUL DESKIA RENATA BR.SITORUS SABRINA SABATINI SIBORO CELINE AULETTA SRIWADA ARISVI SIREGAR ROTUA NETANIA MARPAUNG GIAN CARLO SINAGA RUTH NADYA SIMANJUNTAK MITA YUDISTIARA DWINA FLORENSIA SIBURIAN DIAH NUKY RAHANI DEA ARBINA VICTORIA YUSI ATTALITA SIMANJUNTAK JEVON THREE KARTIKA GULO NISYA PUTRI RAHMADHANI LIN OKTA DEARNI DAMANIK WAHIDAH RAMADHANI MANURUNG LUTHFIANA AFIIFAH JESSICA EKARISTY MANURUNG LEONARDI SUMARGO JIHAN AMANDA KHAIRUNNISA AKHSARENA DEBORA SIPAHUTAR DEWI KARLINA FADHILLAH ARAFAH IRCHI AMANDA AZ’ZAHRA SAFINA AUDIVA AMANDA ELLA YUNIKARINA SEMBIRING WIDIYA TARULI SIRAIT AGITA REGINA PUTRI BR SINULINGGA MAUREEN LAZURIT BR SIRAIT KESHIA MUTIARA ISABEL TAMPUBOLON HANNA MURTI SIHOMBING HILMALINA PULUNGAN ELISA SRI EWIL MARBUN BALQIS NUR NASUTION YOGI SIMANJUNTAK INTAN PANDINI KHARISSA RAHMA RINDANI ANGELINA AINUN JANNAH NASUTION CINDY CLARA DIRA KINANTI WENNY WISELY HENGKY MICHAEL SIAGIAN MUHAMMAD DAFFA ALKHAIRI SUCI ANANDA HASIBUAN SYIFA SABILA YASSARAH SIREGAR MERRY ZULKARNAIN SITI WULANDARI THOMI BAIHAKI HIJRIYAN IRFAN SYAFTI AKRAMUL KHAIR ANNAVA RIDA MANURUNG IVA YOLANDA MARGARETHA GULTOM CINDY ANISSA MARDATILA JESICA CRISTIANA SIMBOLON FEBRINA IDHA SILVI RAMADANY TERESIA RISTAYATI SIMARMATA MUHAMMAD RAWANDA FARDIANSYAH ANDREW NICOLAS IMMANUEL NAINGGOLAN SYLVI PUSVARIANI GITA VERONICA SITIO ELYAGNES RIAHTA AZHARI NASUTION RIMA SEPTY ANADWI

FISIKA 120121151180 120121151335 120121170362 120121171699 120121190136 120121190199 120121230050 120121230618 120121230897 120121231530 120121250389 120121251031 120121251085 120121271296 120121290121 120121290602 120121330214 120121330722 120121330986 120121350924 120121350998 120121351030 120121351622 120121370724 120121371249 120121450058 120122010174 120122030573 120122030603 120122030837 120122050316 120122130782 120122150649 120122150764 120122150829 120122170942 120122190707 120122210985 120122230745 120122230889 120122250074 120122250699 120142150252

FAIZA AZHARI MATONDANG PARTOGI LUBIS THERESYA PUTRI NAFTALI FERRY MICAEL SINAGA RAYMOND PARULIAN SITINDAON SULTHON MOHD FITRAH KELLY LEWINSKY JIHAN FATMA DEWI CHAIRUNNISA PINEM YESICA NANDA BR TARIGAN FEBRI E SAGALA IRMA INTAN SYAHFITRI NOFRIHA RAHMAYANI SIREGAR MUHAMMAD FIKRI ZALSYA SUMAN GUNAWAN SINAGA DAULAT MARISI HAMONANGAN ANGKAT ROHMADA SEFRIA SINAGA SORAYA TASYA CAHYANING VASCALIA TONDANG ANDIKA RIZKI SYAHPUTRA SINAGA ZAM - ZAM ALYA LUTHFI RIVAL DOMERO W PURBA SAMUEL GOMAL BUDIANTO SITORUS ANDREAS DAVID PANGARIBUAN VEDRO AGUNG RENALDO MANIK RONALD MARINGAN SINAGA MIKHA TESSA SITORUS M ALIF MUMTAZ FEBRIANI CLARA SIANTURI MUHAMMAD HIZBULLAH RAIS SIREGAR AISAH FAJAR MUHAMMAD ARIF BUTAR-BUTAR PUTRI CHOLILLAH DORIS YOHANA SIRINGO-RINGO SATRIA ANANDA PRIMADITARIS MONALISA LESTARI SINABUTAR LIDYA SIALLAGAN TIARA SARAGIH THERESIA MEGARANI SONYA E. SIMAMORA FARIZ ALAMSYAH ANGELINA LUMBANTORUAN ANES OKTAVIA SARI

ILMU KESEHATAN MASYARAKAT 120111050417 AMIRA RIFDA SHABIRA 120111170471 MUHAMMAD ATHALLAH NABIL RAMADHAN 120112030015 ANNISA PUTRI 120114130078 FITRIAH PUTRI RIMA 120121010978 VANESSA ESTEVANI NAINGGOLAN 120121011060 BERLIANDA RAMADHANTI 120121030681 MELATI SAPUTRI SEMBIRING 120121050071 MEISYA TARA ANNISA HASIBUAN 120121050425 RAJA BARANI LUBIS 120121050553 DICKY ESTOSIUS TARIGAN 120121050684 TYPANI AMELIA E. BUTAR BUTAR 120121070503 MHD. DENY AL LATIEF SIREGAR 120121070586 SWEETY META ANJALI 120121070736 FARAH FATIMAH WIRDA SIREGAR 120121071014 AULYA RAHESTI BR PERANGIN-ANGIN 120121071062 YULIO AURO ANUGERAH PURBA 120121071407 CITRA HALIMATUSSYADIAH 120121071495 ELORA GIOVANNI OMPUSUNGGU 120121071507 MIRA ANASTASIA SITEPU 120121090827 MEIDY RIZKITA PANGARIBUAN 120121110116 YOSLIN VALENCIA BR SEMBIRING 120121110193 HERTINA WATI PANGARIBUAN 120121110572 RIA SAHARA 120121110891 RISA ANGELINA 120121110916 FAISHAL ANWAR FAIZAN NASUTION 120121111432 ALMIRA UTAMI 120121111645 MEDIKA GRAHA YANI TAMPUBOLON 120121130751 NUR FATIHAH 120121130886 REYNALDO GILBERT SEMBIRING 120121130935 ARLYN FEBRINA SALSABILA 120121131217 DIVA SHAFIRA SIREGAR 120121131509 AULIANTI LUKMANA 120121131620 MUTIA SHAFIRA 120121131701 NIA AGAVE DESYANA SINAGA 120121150592 MARLIN SINTIKA BR TARIGAN 120121151205 ANNISA MUHARRIZKY ALYATI 120121170197 MAHA JOTHI LATHA 120121170564 WIDIYA PITRA AYU HARAHAP 120121170778 DEWANI HUTAGALUNG 120121171011 YUNUS DIEL ZEBUA 120121171387 RIA AGNES LUMBAN GAOL 120121190513 EVELYN GRACELLA BR PURBA 120121190845 REGE TUMBA SIHOMBING 120121190957 LULU ARTHA PARAPAT 120121191467 IDA AGAVE SINAGA 120121191647 SWISSNA VALTA SILALAHI 120121231549 AURANISA SALSABILA SURBAKTI 120121250965 M. YOGHA FAHWAZ 120121251467 BRIGITHA AUDREY HASIBUAN 120121251604 RIA ANANDA 120121270722 TABITHA NOVELITA HUTABARAT 120121271088 DIAN YEMIMA PANJAITAN 120121271196 CHRISTIAN JEREMIA HAMONANGAN PURBA 120121271408 SAMUEL PARTOGI SITUMORANG 120121290102 MUHAMMAD RAFLI SIREGAR 120121290119 RIA AGUSTINI NAIBAHO 120121290127 NABILAH AZ ZAHRA 120121290667 RUT KINTAN MAGDALENA LAOLI 120121290834 PUTRI ELIZABETH RISTAMA MANIK 120121310171 KHAIRANI AFIFAH POHAN 120121310490 NATASYA S. HUTAPEA 120121310802 YULIA RAHEL BR.SARAGIH 120121311124 LENA LUBIS 120121311585 LILI RAHMA YANI 120121330476 NANY ERASTI SIANTURI 120121330763 PUTRI NOVITANIA 120121330777 MICHELLE EMANUELLA NAINGGOLAN 120121331109 JIHAN RAMADHANY BR GINTING MANIK 120121331289 MIRANDA SILVIA SITOHANG 120121350279 RATIH KARTIKA 120121350470 SALSABILLA AISARNI 120121351073 SILVIANA KRISTI SINURAT 120121370029 NABILA SABRINA SYPHATARIS 120121370319 CLARA IMELDA SINAGA 120121371028 CORNELIUS FELIX TARIGAN 120121371316 SEVHIRA BR GINTING 120121371388 VIOLYN QIAN 120121390107 FRISYA ILMA KHAYANI 120121390633 CYNTHIA VERONIKA BR GINTING 120121391049 AGIS ANASTASIA TARIGAN 120121391052 NAURAH NAJLA 120121410163 ANGEL VIONA POHAN 120121410204 RIZKA NAZMA PUTRI 120121430435 NABILA MAQFINA RAHMA DINA 120121430913 INDAH VERAWATY MANALU 120121431063 INDAH PERDANA PUTRI SAMOSIR 120121450191 GRISELA SANGAP DAMAYANTI SARAGIH 120121790002 KARINA ASIROHANA BERUTU 120122010386 PUTRI HIDAYAH NUR SIREGAR 120122030607 SUHAILA RIZKY NASUTION 120122070615 KAMILA TUFFAHATY MORGANA 120122070727 FEBRI YANTI SAKINAH HASIBUAN 120122090029 WIDYA MAHARANI 120122091024 WAFIQ INDANA ZULVA 120122110132 YOHANA MARIA SAGALA 120122110385 HAFIFAH DANEA ROSA SIHOMBING 120122110568 AMANDA MUTHMAINNAH 120122130290 AZURA HASNI LUBIS 120122150140 CHAIRA HUSNA 120122170770 ROHANA TRIVOSA SIALLAGAN 120122170849 SALWA MAULIDINA POHAN 120122171012 SITI RAHMAINI 120122210383 MUHAMMAD NAUFAL SYAHRANI ZEIN 120122210499 ABIYU GHALY SIDDIQ 120122210645 M. ICHLASUL AMAL SINULINGGA 120122210839 AGUNG IZZULHAQ 120122230845 YOLANDA NOLA MARIA TAMBUNAN 120122250607 NADILA RAHMA 120122250868 ANDREA STEFANY SIREGAR 120131010344 WAHID HABIB 120131030692 YOHANA VERONICA 120131050147 ASTRIA ANGGUN NAPITUPULU 120131050552 VINSENSIAN BAGO 120131090430 MICHAEL PERIMSA SEMBIRING 120131130289 MONIKA ROYDA SITOMPUL 120131150128 ALIA SALSABILLA 120131190193 MONALISA


A4 120131210894 120131250899 120131270162 120133390014 120133410179 120133410210 120133430144 120133430175 120133430209 120133430254 120133470180 120133470197 120142170366 120151210423 120171190389 120311330118 120321170464 120321350054 120321450574 120323410534 120341150385 120341430466 120351570001 120355130615

YOHANA BELLA FRANSISCA PASARIBU TANTI SRINELI NABABAN NATALIA CHRISTINA SITORUS FAIRUZ IRDINA RAMADHANTI YEMIMA STEPHANIE JERNITA SIREGAR ULVA VIANIOLA MALAU TAHNIA INDRASTATA BANCIN ESRAWATI SIAHAAN ANNISA SYAHRA INDAH NURMALA SARI YOPIANA CHRISTIN SEPTWEN SIAHAAN KEZIA ANGELINA HUTAGAOL NUR AISYAH RYAN PRANUGIE HARIANJA YUDEA THALIA ANASTASYA KURNIAWAN RAHEL CHRISTINA NADHIRA SEKAR UTAMI DEFKI AKHMAD FAHREZA MARTHA CLAUDIA PURBA NATASYA PUTRI MARGARETHA HUTABARAT JESSICA MARTINOBA ANGGI FEBRIANI RITONGA TYAS PUJI MULYANI WAHYUNI DWI PERTIWI

AGROEKOTEKNOLOGI 120121010113 FAHTUR ISNAN RIZKI 120121010184 HIZKIA NATANAEL SITEPU 120121010191 SAUL JIHAN SINAGA 120121010234 ARYA RENDIENTA TARIGAN 120121010330 JOSUA BADIA HUTAPEA 120121010601 FARHAN BAIHAKI 120121010708 MUHAMMAD AFDOLY SIREGAR 120121030261 YOGA ELKANA SEMBIRING 120121030631 RYAN SELIG PERDANA PUTRA SIAHAAN 120121030818 IVANA MAYA ARDELIA BR GINTING 120121031046 GRACE JUNESTY ROSES 120121031391 FERDINAN AMSTRONG MANULLANG 120121031741 ALYA ZHAFIRAHDINI TARIHORAN 120121050081 REZKY ANANDA SIREGAR 120121050155 KEVIN HEICKEL KENZA GINTING 120121050261 WUGI ARYA PRABOWO 120121050334 NATHAN ABYASAKH SIGALINGGING 120121050368 MARCO DANIEL NAPITU 120121050981 DEA ANGELIA BR. SINAGA 120121051700 ZEVANIARTI ANGELICA 120121070568 LITA PUTRI NISHA HARAHAP 120121070652 LEDY YOHANA SIAHAAN 120121070668 APRYANI SINAGA 120121070672 DIOVAN KOKASIH SIMBOLON 120121070716 CARTENZ SINCER POHAN SIAHAAN 120121070875 M. FACHRIZA ALFI HAMDI 120121070902 ROGER DJAUHARI 120121070939 JOB PARULIAN LUMBAN GAOL 120121070990 RUTJKA BENELA HUTASOIT 120121071093 M. ROFIQUL FIRDAUS SIREGAR 120121071382 ANJAY CRISTIAN SARAGIH 120121071623 BUNTORA M.P. SIREGAR 120121090071 SIHAR BATARA GUNA S 120121091043 ANDHIKA EKA PRASETIA 120121091255 NASYWA LAILA NABILA KARDJOKO 120121091304 CHARLOS RENALDI GINTING 120121110067 FAJAR WIRAYUDHA 120121110478 ANGELINA YAGASATY PANDIANGAN 120121110613 RIZKY MEICHAEL SURANTA TARIGAN 120121110658 RANI SIJABAT 120121110894 SILVI YANI PUTRI 120121111186 ABDILLAH HAFIZ ZAIN SIREGAR 120121111275 LUSIA PANDIANGAN 120121111557 ERWIND GEMAEL SIMANJUNTAK 120121111608 ANGELICA NOVITA VALENCIA TARIGAN 120121130175 JOSUA LEONARDI MARBUN 120121130265 HARDOFEN FRANS DINO PARDEDE 120121130639 FATMA FADILA 120121131140 APRILLA TASYAH 120121131163 FAUZAN AMRI MARPAUNG 120121131549 RAHMAH MARDATILLAH 120121150140 RHAYANTY CINTYA TURNIP 120121150336 BRIGITA ULIA SARI SIMARMATA 120121150465 NICHOLAS PERWIRA GULTOM 120121150686 BETA MARITO BUTARBUTAR 120121150853 VITA MUTIARA RIZKY PURBA 120121151289 RINALDI ALEX LUMBAN GAOL 120121170513 RIA ANGELIA SIAHAAN 120121170677 MUHAMMAD RAIHAN KHAIRY 120121170978 STEVEN ROY GANDA TURNIP 120121171457 FAJAR AZHARI PRAMANA 120121190791 HANARUTMIKA JENNIFER NAIBORHU 120121191324 SAMUEL HOTASI PASARIBU 120121210070 NADIA GARAFANI AUDRI SIMORANGKIR 120121210125 MUHAMMAD ANGGIE GUMILANG 120121230184 IKA BANA PURBA 120121231411 JESRIL NOPRIADI SEMBIRING 120121231574 NUR SYAH AINUN BR SITEPU 120121231623 AIDIL PUTRA 120121251050 DYTIA MEYLANIE FAUZIAH BATUBARA 120121251127 ESRARIA SIMBOLON 120121251175 PENTASARI REJEKI TINAMBUNAN 120121270274 RINALDO SIMANJORANG 120121270316 NOAH ALEXANDER SIMANJUNTAK 120121270743 IMMANUEL NAPITUPULU 120121270908 MIKAEL SILALAHI 120121270972 MUHAMMAD FAHMI ZIKRI 120121271237 HAKAM ABI KAUTSAR 120121271602 POPPI PEBRIYANTI 120121290074 PAULUS POULINSIUS SARAGIH 120121290209 MIKAEL ANUGRAH GULTOM 120121290369 ETHA AMELIA GULTOM 120121291143 MUHAMMAD MALIK HELMY DAULAY 120121291522 ADE TYAS AZMITA SIREGAR 120121310479 MHD. ARIEF BUDIMAN 120121310974 JENRI WOLSUDIN SAGALA 120121311187 AHMAD FAISAL AMIN NASUTION 120121311647 SYUKRON HABIB DIZA 120121330069 LUQMAN ROZAN 120121330220 MIZA ARDINI 120121330483 IHZA RYANDI 120121330496 ANGGITA LARASATI 120121330976 MUTIARA RIZKI HARAHAP 120121331002 HASANUL ARIFIN 120121350196 THEODORIN CAROLIN BR GINTING 120121350632 FIZRA NAZLI SYAKIRA 120121351120 FINOEL FABLO NAPITU 120121351626 ANY GRACE ELISABET SILALAHI 120121370076 PAHALA SIHOTANG 120121370263 NURUL SYAHFITRI PULUNGAN 120121390057 FURQAN JAYA AL-FARIZI 120121390463 FACHRI MUHAMMAD 120121390493 ANDRE HESKIA S. COLIA 120121390833 RYAN DODI SITORUS 120121390864 SICILIA GITA NOVIANA BR SINULINGGA 120121430106 DESI RATNASARI BR ZEBUA 120122010136 DHEATRI YULINAR TAMBA 120122010661 IVAN SAMUEL AUDREY MALAU 120122010877 UMAIRAH ZAHRA DAULAY 120122030500 RICHARD YOSWAN 120122031036 PRETTY PANJAITAN 120122070252 T ARYA BAGUS PRATAMA 120122070331 DITA PUTRI FEBRIANTI 120122070363 TEGUH PRATAMA 120122130595 IQBAL ANSYARI HARAHAP 120122150144 INDRI EQLESIA UJUNG 120122170620 MEILIA SHINTA KURNIA 120122190965 REFLIN TUTI MEISARI 120122210011 VICKY NATANAEL SINAGA 120122250612 WIWIK EMA BONITA 120122250676 NOVI YULI TAMPUBOLON 120122270324 NIKEN OXANA BR PANJAITAN 120131050355 RUDI KURNIAWAN TAMBUNAN 120131110652 STEFANUS TAMPUBOLON 120131150060 P.FELIKS LAURENSIUS MALAU 120131170161 ADITYA JOHANDRY SIAHAAN 120131310341 RAFLY DAFFA DAHRIAN SITOMPUL 120133470239 FEBBY KURNIA HANDAYANI LUBIS 120133490178 ANNISA HAURI PUTRI 120142090339 YOHANES SIALLAGAN 120142090706 DESI RIMAWAN 120142450819 ASMIATI 120151170485 ANTHONY RHOLISTONE SIMLING PRATAMA GIRSANG 120161290395 RIDO WIRADANA SIREGAR 120323531158 ELSA AMELIA AZZAHRA KETEKNIKAN PERTANIAN 120112130231 KHAIRUNNISA MAHIRAH 120121031549 JOSEPHUS PIUS DATUBARA 120121050623 FATIMAH AZ-ZAHRA SEMBIRING 120121050779 ANGGI INDRI KOKOINA SIHOMBING 120121051721 MUHAMMAD CHARFI MULYANSJAH LUBIS 120121070123 ELIZABETH BINTANG PAULAEAN 120121070440 DAVID ROZAAN 120121070829 CINDY SIBURIAN 120121071173 TIARA EZRALINA HUTABARAT 120121110166 MEGA ERDIANA PUTRI AR HASIBUAN 120121110380 UNEDO ROLAS MANURUNG 120121110644 RIDWAN HARAHAP 120121110976 IIN YOLANDA CIBRO 120121130724 DEDE DIAR DANA 120121131278 SORINTA SINAGA 120121150976 GALUH PERMATA SARI 120121170873 DIAZ ANANDA PUTRA NASUTION 120121170968 GABRIEL SIHOMBING 120121190454 MICHAEL KRISTIANUS NAINGGOLAN 120121191506 CHRISTIAN SIAOCI PRIANA 120121230075 PRIYA MOHANISYAH PUTRI 120121230386 PASKALIS FAUTESIONIL DAKHI 120121250973 ABDULLAH HARPERSING NST 120121271693 HALIM RAYHAN 120121290943 SAHARA SIDABUTAR 120121310090 PANGERAN ADRIAN STEVEN NAINGGOLAN 120121310774 GUIDO NAINGGOLAN 120121311383 ANIS DWI SILVIANDARI 120121370539 SITI MOUZA HARAHAP 120121371402 EFERMAN 120121390742 VICI AGAPE TARIGAN 120121450031 RIZKY SAHAT MARULI 120122170254 SELFIANA BINTANG 120122230483 BERTRAND WILLDANNI 120131190726 STEVEN BASRI BIOLOGI 120121010622 120121010789 120121031138 120121031738 120121050814 120121051077 120121071646 120121091230 120121110040 120121110836 120121130896 120121131745 120121150468 120121170950 120121171232 120121171630 120121190084 120121191297 120121191737 120121210966 120121251464 120121270671 120121290738 120121290760 120121331520 120121350062 120121350950 120121370192 120121390102 120121390245 120121390797 120121390983 120121430456 120122010037 120122030543 120122030964 120122070468 120122090270 120122110231 120122110661 120122130634 120122170612 120122190317 120122190378 120122210093 120122210115 120122270008 120131050606 120131070132 120131170530 120131330127 120133450170 120332290528 120341130025

MARYAM PUTRI HANIFAH TAMARIS GABRIELLA TURNIP CHRISTOPER ARATA TAMBUNAN INTAN SARAPINA PURBA WULAN RIZKI PRATIWI NURUL SAKINAH HAMIDAH ZAHRA NURIN NABILA SALWA AZZAHRA HRP AGUNG SURYADI NASUTION VIONA MAHARANI SITI RAHMAYUNI CINDY ARIES SYATRI HARAHAP FRANSISKA ROHANI IVANA SILALAHI KHAIRUNNISA SAFITRI NASUTION UMMI KHOIRUNNISA INGE KEISHA KAPUAN LUSY RAMAWATI FATHI AMALIA SAIDA GITA INDAH LARASATI NABABAN FERNANDES ANTONIUS SIMANGUNSONG IMELDA CHRISTY SIREGAR DELIMA MUTIARA T.BOLON FAJAR FAHREZA TARIGAN BELLA JUNIETTA MARPAUNG DESTARI AUDYSYAHWANA INTAN SARI BR SARAGIH MOHD. RHEZA AL KAIRI IMMANUEL NAMORA SITORUS MICHAEL BONA PORTI SINAGA MONICA PANGARIBUAN ALISHA RIZKI ANDINI LUBIS KANIA HAURA CHALISATURAHMI CUT TARI KHAIRUNNISYA MUHAMMAD RIZQY RAMADHAN SRI KURNIA WATI MUHAMMAD RIZKI RAMADHANI SILFY ANISA NASUTION WIRA KHAIRULSYAH SEBASTIAN RENDY SIHOMBING R. DITA RIZKY SYAFRINA SERE ANGGUN HASONANGAN MARISSA MANUELA SIANTURI WINDI TESALONIKA TURNIP LIESTIANI PAULINA SIMARMATA MHD. IHZA FAHREZI SEVENRIS TUNGGUL PALENTINO SILABAN HANNA ISTIANAH MAYDITA SAYYIDAH AFINA SALSABILA NST NADIA AZZAHRA ARIYANI SIMBOLON PIERRE SYALOM SIMANJUNTAK TENGKU INNAYAH BALQIS

AGRIBISNIS 120121010700 120121030196 120121030764 120121031075 120121050033 120121050834 120121050843

GLEN HASIAN MARPAUNG TIYA VERONICA AQIILAH ARDINA PINGKAN JOVAN RUSLI EKARISTY O. B SIBAGARIANG UTARI ESTETICA PANE RODO JOSUA HENDRYCO TAMBUNAN

PENGUMUMAN SBMPTN 2020 120121051066 120121070830 120121070888 120121071475 120121071516 120121071542 120121071692 120121090480 120121091535 120121110236 120121110287 120121110540 120121111584 120121130034 120121130443 120121131010 120121131363 120121150230 120121150405 120121151102 120121151299 120121171028 120121171439 120121171728 120121190356 120121191612 120121210742 120121210949 120121250066 120121250275 120121271105 120121290068 120121290296 120121290490 120121290547 120121310405 120121350128 120121350829 120121370005 120121370366 120121390257 120121390849 120121410465 120121410701 120121430702 120121430800 120121450070 120122010052 120122010308 120122030057 120122050225 120122070499 120122090536 120122110012 120122150485 120122270133 120131030725

HUSAINI AL AZIZI SIMATUPANG ALFI FACHREZI INTANA DEA SAPUTRI BUTAR-BUTAR MAZAKI MOZA LAURA VERONIKA BR SINAGA GLORIA MANURUNG HANNA SRI THERESIA BR TOBING RAHEL PURBA PASKHA ROSSI MARIA MESRANIZ TAMPUBOLON LAURA FEDEROVA PUTRI FASYA MONALISA PURBA AULYA AZZAHRA BR KELIAT VIERY HUTAURUK GOVIN SEPTIAN SARAGIH INTAN OKTAVIA KUSUMA SARI DEVISTA MAHARANI ZEBUA DEDI ARISKI SARAGIH FRISKA SANDIONOVA PURBA PAKPAK HAOGENIA BR BARUS PUTRI SYAHRANI ALYA NABILAH SIREGAR PADILAH LBS SRI INDIRA SIAGIAN CINDY MARIA VALENCIA SILANGIT MUHAMMAD ABI RAFDI AHMAD RAIHAN ARYA NURUL AKROMA LEVIA NOVITA SARI HUTABARAT MAISYA AZZURRA LUBIS VALENTINE GRECIA BR TARIGAN RAIHAN FASULIM DEBORA PATRICIA ANGGASAHOTA BR SILITONGA DESI MORA PIETERSON IVAN DAVIDSON EL RADON DAMANIK YOSI RAMANDA ALYA PUTRI SATRIANI KAMILATUNNISA AZ-ZAHRA WIWAHA WIDYA PASCALIA ARITONANG SABRINA BR.SILALAHI RIKA LAMTORO SILABAN ARYADUTA UTAMA AYU MARIA RAJAGUKGUK ATHAILA HAFIZ BUDIMAN RENI ANGGRENI BR TARIGAN MUHAMMAD ZIDAN RAMADHAN OLIVIA PUTRI TANTRI SANDY PRATAMA SIHOMBING SCHYNDYO HASIAN WISELY TAMBUN LUTHFI BAGAS ADITHYA SINAGA LIA ANGGI RIANI SITOMPUL ANDREAS RIVALDO SITEPU TIETIN INDRIYANTI MUHAMMAD RIVALDI RAPHITA HOLONG PUTRI YUSTIKA RIA KRISTIN GUSTINA BR TARIHORAN

ILMU DAN TEKNOLOGI PANGAN 120112030061 RASEUKI NANGGROE 120121010497 ADITYA WIRADANA 120121050055 ANGGREANI ONGGA 120121050833 MELANI ABEL SAURINA SITORUS 120121071160 VANNESA 120121071235 HALIMAH PANE 120121110010 INAYATUR RAHMAN 120121110059 PETUA RISTA MAGDALENA SIANIPAR 120121111027 MEYCI PUTRI SIMARMATA 120121130554 SARIMA DEVY SIAGIAN 120121151517 ELISABETH OMPUSUNGGU 120121171010 YESSY ALFIKA 120121190552 REZKA ZUHRA MAULIDA 120121270166 TAUFIK IKHSAN 120121291056 LINDY YESSICA SIBAGARIANG 120121291531 CHELVIN ALEXZANDER SIDAURUK 120121330266 BINTANG SARAGIH 120121330798 SILVIA MAGDALENA BR. PURBA 120121331567 ULI SINAR ZEFANYA SIHOMBING 120121350549 BEATRICE NATHANIA 120121370091 ALVIN GIOVANI 120121371392 YOHANES JAYA 120121390768 GRACE JESSICA 120121430429 MUHAMMAD HAFIZH AKBAR 120122030899 HERBERT ANGKASA 120122030925 RAZAK ARIEL MUHARRAM 120122070170 ADINDA KHAIRUN NISAH 120122110918 DEVIN KIEMAS 120122130828 NAYLA FARAH AIDILAH NASUTION 120131170805 MUTIARA THERESIA.S 120133310088 PERINNA ADILA PUTRI SIRAIT 120133570242 NELLY CHRISTY PINTAULI PURBA 120133630262 CITRA WAHANA SIHOMBING 120151070464 STANIA YOLANDA PUTRI SIMANJUNTAK 120341010095 AGUNG GEMILANG GINTING PETERNAKAN 120114090014 120121011229 120121011233 120121030388 120121030568 120121030987 120121031335 120121031607 120121050298 120121050458 120121051425 120121051616 120121070195 120121070630 120121070814 120121071663 120121090124 120121091134 120121091721 120121110486 120121130107 120121131104 120121150800 120121170530 120121171107 120121171518 120121171645 120121190072 120121190615 120121210668 120121210701 120121210781 120121211738 120121230544 120121230961 120121231551 120121250466 120121250786 120121251733 120121290601 120121290734 120121290808 120121291559 120121330229 120121330428 120121331027 120121351630 120121370035 120121370765 120121410729 120121410839 120121411025 120121430244 120121430366 120121431000 120121450306 120122030071 120122050189 120122050397 120122070043 120122090138 120122090514 120122130130 120122131002 120122150772 120122170125 120122230418 120324190387

ALWI SIDDIQ MUHAMMAD RIZAL ARRIZQI SYAFI’I AHMADI RIDO WINDA FATIMAH RAMBE KEVIN NABASHA NAINGGOLAN SALSABILA SIMEHATE JUAN ANEMAO S. ZIDOMI LUMBAN PANDIANGAN DESFI NUR FITRIANI AHMAD BAIHAQI SINAGA ABDI KURNIAWAN PRATAMA LUYUN YULANTA CIBRO SINAR SITUMORANG RAYYAN ANDRA ARDIANSYAH GRACE MONICA APRILIANA MUTIARA HARAHAP ADE ASTRI RUSADI ARDIANSYAH NAPITUPULU JUAN EVAN CHRISTOFEL SIMANJUNTAK ABDILLAH HAFIDZ JOICE DEBBY ARTA NAPITU ANISA GLORI NATHASIA BR SEMBIRING ANDRE PARULIAN SIHOMBING ADRIEL PERMANA TARIGAN SONDANG FALENTIN BR HUTAJULU ELISABETH BUTAR BUTAR IBRAHIM ADHAM AGUNG RIFAI SIREGAR NIA ISNAINI YOSAFAT ADITYA HARA SILITONGA MUHAMMAD OMAR JIHATULLAH DAVID ANDREW PIERRO SIRAIT ARAY SIVEHAGA TARIGAN DUMA SITORUS CHANDRA BARUNA SIAGIAN BRANDY SOFYAN YACOB SITEPU GITA YUDISTIRA ONESIMUS KARUNIA SOTOMO WARUWU SARI DESIMAH KAMELIA SIMAMORA INDAH A.L SIAGIAN M SABIR AKBAR NUGRAHA YOSUA IMMANUEL RO PARSAULIAN SIMAMORA LASMIAN APRILYA GWINET NABABAN MUHAMMAD SYIFA QOLBI NADA BESTWIN ALFREDO GURUSINGA AKMAL BASIR DAULAY GITA NADA SITOMPUL DAVID ERIKSON HUTAJULU MEINANDA MAKMUR JEN YAKOBUS SIMARMATA TOMAS GABRIEL SIMANJUNTAK MUHAMMAD HANAFI NASUTION ADITYA PANGESTU JOSUA PANGERAN SILALAHI BREMA SANJA EDIKEL TARIGAN M. ADDROMI KHAIRULLAH TSANI LUBIS PRAYOGA ROGERIO SIANTURI JECHLIN FATRICIA PURBA RIZQI EFENDY HARAHAP MUHAMMAD RYAN RENALDY DEA TIOFANI NADEAK M. FIKRI DZAKWAN ADE DWIYANDI UTAMA ISRON NAULI HUTAPEA DANIEL LUMBANTOBING ANGGA HOT PARULIAN LUMBAN BATU

ARSITEKTUR 120121010088 120121031520 120121050264 120121050890 120121071049 120121111672 120121111703 120121130154 120121130571 120121130980 120121131655 120121150075 120121150846 120121171138 120121171477 120121171682 120121191323 120121210122 120121211042 120121250177 120121250953 120121270042 120121270616 120121270856 120121271159 120121291682 120121310312 120121310734 120121310781 120121311427 120121330161 120121330169 120121330405 120121330696 120121350646 120121351166 120121371273 120121371293 120121371443 120121390714 120121410192 120121410326 120121430020 120121430182 120121430974 120121450007 120121450322 120122070274 120122070665 120122090415 120122110953 120122130277 120122170039 120122210162 120122230701 120122250488 120131170651 120131210857 120131270893 120142050557 120143150003 120151110191 120182030040 120312030296 120321510447 120321570067 120372030005

TITANIA AULIA PUTRI YEMIMA FRESSY N. MASRI ELYSHA SIREGAR SYAHRIMA LOUIS GERALD TAMPUBOLON ELISA RUTH SEPTIYANI SIHOMBING YOSE ALFREDO MARGANDA HARIANJA PAUL ALDO PURBA ELISA BERTHA WINSTI ASEP DIDIN SIMAMORA MUHAMMAD SHAFA GIRSANG ANANDA RIZQULLAH BETRIX ANGELINA SIANIPAR HABIB FARDIAN MUHAMMAD SIREGAR SARA VANEZA RACHMAWATI SURIA ANDIKA TARIGAN JONATHAN ANUGRAH HUMENDRU ROWIN EVAN JAN FARELL NAPITUPULU KEVIN YAP JURGEN M. THAARIQ SATRIABHAWANA RIFA LISLY SANTIKA VALENTINA IVERSEN YUSRIAH WAHYUNING PUTRI HERU SANJAYA RONAL PANDAPOTAN SIMBOLON SHAFIRA ANINDYA PETER WILLIAM SAMOSIR JASON MICHKAEL FEBYOLA RASITA BR SEMBIRING PATHUL FITRIANI HUSNA RUT DUMINA TANTA BR TARIGAN ABDUR RAHMAN ADRIAN WARDHANA ADENA PUTRI BR SURBAKTI GARRY JUSRA KETAREN BAGA REZKY ALBERT MANIK NAOMI CLAUDIA NAPITUPULU NICHOLAS TANDY FRANSCO GOMEX RAFI MUHAMMAD BISPO ROTUA RAJAGUKGUK IRA SASMIADINATA SITUMORANG STEPHEN GERRARD HUTABARAT HAGGAI STEVEN MORGAN HUTASOIT TIARA ADETYA HASIBUAN MUHAMMAD HAFIZH RAJATISARRA HARDITO BASTIAN MUNTHE DEN BAGOES AGUNG PRIAMBUDI CHRISTMAN CHAYADI PUTRA ZAI DOHARE ELLEN MANTHOVANI TIFFANY MARCHEL LIE SALWA SALSABILAH CITRA DEWI CINDY CLAUDIA SIREGAR IREN FITRIANA SITINDAON TITO PRASETYO A. HADI AL UMAM JOY ELFRAN TAMPUBOLON IRENE MEGAWATI SIHOMBING ADEK ZAHRAN ARAVI JIHAN NAFA AVIRA CINDY THALIA BERNADET TUMANGGOR MUHAMMAD FAHRI ADITYA SHINTA ZOYA LARASATI ANARITA BEUTARI AMIR ASYRAFI BUDI TRI SUMANTRI

ILMU KEPERAWATAN 120111050117 MUTHIA FADHILLA 120113030026 RAHMI WAHYUNA 120114010005 CINDY ANNISAH OCTAVIANI 120121010122 ALYA AZZAHARA SINURAYA 120121010711 RIZKI FAHROZI LUBIS 120121030271 WULAN SARI ULINA SIHITE 120121030716 ARLIN ANANDA GINTING MUNTHE 120121031574 AFIFAH SYAHRIL 120121031695 SRI WULAN SITORUS 120121050747 WIDYA RIBKA RONAULI SIMANJUNTAK 120121051016 ANNISA RAHMAH 120121070769 MUSLIADI SIREGAR 120121071063 ANNISA KHALIDIA 120121071529 PUTRI KARINI AZZAHRA 120121090439 ELFRIDA HUTAGALUNG 120121091315 ENI TRISNAWATI BR ZEBUA 120121091729 ELSA WIDYA SARI BR SITEPU 120121110411 HAJARANI SYADZWINA 120121110790 NABILAH DHIYAULHAQ 120121111132 TRI NATASHA OLIVIA 120121111133 TRI WAHYUNI MUNTHE 120121111218 INDAH NURHASANAH 120121111225 HANS SEBASTIAN SIMARMATA 120121111654 MUTIARA SITORUS 120121130118 HAFIDZAH HUSNI PASARIBU 120121130653 PAULINA AGATHA BR HUTAGALUNG 120121131646 NELLY JUWITA SITIO 120121150256 AGITHA KARINA BR GINTING

120121150358 120121150576 120121170604 120121171049 120121171622 120121210849 120121230026 120121230196 120121230707 120121250719 120121270967 120121271220 120121271239 120121291003 120121311156 120121330110 120121350475 120121350602 120121351253 120121351524 120121370766 120121370880 120121371064 120121371327 120121371418 120121371526 120121390329 120121390953 120121410977 120121430842 120122030421 120122070310 120122150163 120122170715 120122170967 120122190991 120122210531 120122210707 120122230120 120122230318 120122230724 120131030572 120131030834 120131050526 120131190825 120131270722 120131310081 120133550156 120133570146 120133570264 120133610039 120141090394 120142030610 120143110103 120171010408 120171110729 120181070189 120321350775 120321390855 120323150112 120323631279 120511090602

AGNES VERONIKA PURBA ANDRIKO SIMARMATA TIKI ANUGRAINI PASARIBU INKRIS VITADORA KETAREN AGATA THEODORA PURBA AGNES RAHELTY SITUMORANG JESICA SEPTIANA EIRENE ANJELI NABABAN CINTIA AGUSTIN NABABAN INDIRA FITRI ASTARI GABRIELLA RIMINAITA BR. GINTING ORYZA SATIVA LUBIS ELIZABETH TESSALONIKA SINAGA ERIKA APRILIA MARBUN ESTER NAOMI SIHOTANG MAYLANI BR SIMANJUNTAK DELFIAH IMELDASARI PASARIBU GHINA AHSANA SUSY SARTIKA SUMBAYAK DELLA ZEFANYA GIRSANG YOSE ANDRIAN FRANSISCO ZAI HASNA RAHEL O.BR HASIBUAN MARIA PUTRI ANJELINA SIMBOLON RISKA NOVITA HARAHAP SUMIYATI VANNY JUWITA BU’ULOLO CINDY STEVANKA HASIANTA NAPITUPULU SENTANA ARDIOLA LOLONA SIHOTANG FATHIA NUR AZMI NASUTION NISA ARI SELVIA BR SEMBIRING SRI AMALIA WAFIQ AFIFAH FANI PANJAITAN VANESSA MHD. AJIE PRATAMA NURMAULIDA HANNISA WIDYA NINGSIH SISKA OLIVIA PANGARIBUAN RIBKA SRI DEWI PURBA SELLI MIRAH MAISYARAH BINTANG ELZA LAURENZA BR. SINAGA RAMASTA BR SARAGIH DEBORA JUNITA MARSELLA FERDINAND BATISCTA PANJAITAN VERA NOVRIANTY SIHOTANG RIANA FRAULEIN SIMAMORA CYNDY MARIANI. S REBECCA AURELIA GABRIELA MARLINE BR PASARIBU ELNIKA SARAGIH TRIA ANISA ADIKA CENDIKIA SHOLLA YALLAITANI FHADZILLA LESTARI BERLIAN PRASIDWI ELSANDY NURVYANA INDRAMAYUNI RASTI ARYANI PASSA DESI TIARA MARGARETTA MANURUNG NANDA SRI MINDA MELVI PUTRI ANGELIA YOHANA MARIA NOORDIKA SHELLA CLAUDIA BENANDA SAMOSIR

KEHUTANAN 120112090227 120121010225 120121010271 120121011361 120121030243 120121030553 120121030608 120121030889 120121031203 120121050427 120121050541 120121050589 120121051036 120121051361 120121070060 120121070207 120121090150 120121090381 120121091102 120121091338 120121091460 120121110092 120121110301 120121110475 120121111085 120121111396 120121111558 120121130087 120121150025 120121150053 120121150445 120121150557 120121150643 120121151090 120121151118 120121170069 120121170090 120121170643 120121171047 120121171475 120121171670 120121191289 120121210269 120121210590 120121230402 120121231015 120121231165 120121231374 120121250173 120121250844 120121251157 120121251452 120121270514 120121271035 120121271283 120121290984 120121291154 120121291335 120121291726 120121310989 120121311175 120121330603 120121330715 120121331513 120121351232 120121351464 120121351465 120121370115 120121370568 120121370853 120121371304 120121371685 120121390808 120121410081 120121410136 120121410384 120121411062 120121431068 120122010976 120122050142 120122050767 120122070027 120122070323 120122070728 120122090306 120122090511 120122110051 120122110962 120122130658 120122131009 120122150078 120122150329 120122150503 120122150891 120122150939 120122210517 120122230441 120122270190 120131190184 120171370293 120332210204

RIZKI RAHMATRIA AULIA PUTRI AMAR MIZAN SEPHIA BR SEMBIRING AREL VINCENT WARUWU FALIA ZAHRA RESSY OBELINE SIMAMORA AHSANUL KARIM MUHAMMAD HABIBI SIREGAR ANGELIA MARGARETA MANURUNG GLOURY ARIZONA SITEPU APRIAN VITARANTA SITEPU SUPRI ALWIN NAHDA FERDI YASEA SIMANULLANG MUAMMAR ADAM DAMARA TARIGAN ZAIN SALSABILA KURNIAWAN IMANUEL TEGAR IKLAS SILAEN JESICA EFRANY SIMANJUNTAK DEA AMELIA SIHOMBING ADINDA FEBRIYANTI HUTASOIT DANI KOLOSE APRIANDO LUMBANTORUAN KIRANA ARVIANTI ALI YOLANDA PANDIANGAN FAIRUZ DENIAPUTRI DARRELL GYAN AUGUSTIEN SAIMA PUTRI INDAHYANI HARAHAP MICHAEL JOSUA SAMOSIR RAYNATA ANDINI BR. TARIGAN SHOFIA PUTRI NASIBAH ARYANTA SEMBIRING HERIANTO NAINGGOLAN MUHAMMAD RAFLI ANANDA HARAHAP DIYA HASANAH KEYSHA ALIFAH ZAHRA NASUTION ATHALIA GRACELLA GULTOM RIKSON ADRIAN FANIRUAN SILALAHI RAFIKA AMALIA LUBIS HEGI ALFARADO SIANTURI YANRI FABIANO SIHOMBING EPHARAIM PASARIBU SAMUEL JONATHAN SIAHAAN INDIRA LAKSMI WARDHANI SYAIKHU TAMAMI HARUN YABES MANUEL SIMANJUNTAK MEWYTA MARGARETHA KESOGIHEN MHD. FAUZI HASIBUAN JOSIAH SATYA YUDA DICKY ANJELO SITIO GABRIELLA BR SIDABARIBA LEO PRANATA BUTAR-BUTAR TAUFIK ISMAIL DAULAY ADAM JAGWANI WIRAWAN RIO FEBRIANSYAH LOLA ANGGITA SIREGAR RIHAT PARDOSI ARYANDO NAINGGOLAN PETRUS DARWIS PARDEDE LUTHAN ARIEL DOUFAN SIHOMBING LADYVISTA TIURSARI LUMBAN GAOL HAZRIKAL AHMAD CHEZAR ZAHRA ZALSABILLAH SONYA FIRDA ORTA SIMARMATA LESTARI PRILIA SIHOMBING ARDIAN SYAHPUTRA JELI MANOGU TUA TINAMBUNAN ELDON RINALDI PUDAN SIMAMORA MUHAMMAD RAFLI ANGGI DONNY CHRISTIANTO MIM DANANG PERDANA HADI SULARSO FILDZAH NUR KHALISHAH YOSSI ELPRIDA SARI CHRISTINE PATRESYA A.M. SAHIDIN SEMBIRING ELSA MONICA PANDIANGAN HASRAT SILVESTER HURA FATIMAH AZZAHRAH SINAGA ROMARIO SITINJAK SAHAT REJEKI PANDIANGAN MIKHAEL HALOMOAN SILALAHI ABDUL RAHMAN HAKIM ALEX FEBRIANTO PRATAMA S REZKI SEPTIAN HUTAJULU YUSRIL AKMAL TANJUNG DECTRY WAHYUNI SILABAN DIFA EKA SYAHNI NOVI LILIS TONDANG AGUSTINUS ROLANDO JOGI MARTUA LATURE DEBORA ROTUA SYAHRIANI SIREGAR ZEPANYA SIHOMBING ELZA OCKTORA ABIDIN NAJWAH AINURRIDHA LUBIS JHON GANDA MARIAHDO PURBA YABEZ DAUD TELAUMBANUA THOYIBAH POHAN JENI MEIYANDA SIRAIT ROY RONALDHO HUTAGALUNG GABRIEL LIALDO H PANE SURYA NINDAH MARBUN

ILMU KOMPUTER 120111070665 TAMIR RUSYDI HEGA 120111210513 CHALIL AL VAREEL 120121010873 MUHAMMAD ALFATIH ZANQI 120121011568 DIFANIE MAYANANDA 120121030559 RIZKI CHRISMASYADI SIANIPAR 120121030904 THORIQ AUFAR NUBLI 120121031177 MUHAMMAD SYAH AL’FIKRI 120121070285 AVIN CHAILI SALIM 120121071385 ANGGI ESTER HERNA 120121071400 SUKIYA RIZKIYANI 120121071657 RHEZA YUDHISTIRA RAMADHANA 120121071744 HIFZAN RAHIM 120121091459 SASTRA HARAPAN GULO 120121110823 MUHAMMAD RAIHANDI JAMAL RITONGA 120121150155 BRIAN MAXWELL KETAREN 120121170759 KHOLID FAHMI NASUTION 120121190224 DANIEL MANURUNG 120121190283 ARIEL MATIUS SURBAKTI 120121190779 RIO FRANCISCO HUTABARAT 120121191534 ANDRIAN PUTRA RAMADAN 120121230421 ULTARI EFENDI CHANIA 120121251059 PETRUS MARCELINO H. TAMPUBOLON 120121251281 VINA ADLINA RAMAYANI 120121270905 ERLIN CINDINI MANULLANG 120121290940 JEREMIA FELIX RAJAGUKGUK 120121290992 MUHAMMAD TEGUH SINULINGGA 120121310121 JOSHUA IMMANUEL FRANSISKO MANURUNG 120121310551 RAKHA RAMA DHANTA MANIK 120121310738 WORDYKA YEHEZKIEL NAINGGOLAN 120121310904 BRIAN WIJAYA 120121330235 ANDREW BENEDICTUS JAMESIE 120121330884 NICO 120121331104 AL IMAMUL LUTHFI 120121370016 JOHN TRI PUTRA SIHOMBING 120121370022 LIYAS FERDY RAY TARIGAN 120121370199 JONATHAN LEXI FEBRIAN SITOHANG 120121370499 ATIKHA AZMILA 120121371065 ANDRI HASUDUNGAN 120121371201 NABIL RISNANDA AZMI SIREGAR 120121371589 MUHAMMAD RIDHO BAIHAKI 120121390354 HOLINESS SIGUMONRONG 120121390417 KEVIN WILLYS NATHANEIL SAMOSIR 120121410208 RIZKI HELMI 120122010508 MHD. RIZQI NASUTION 120122030292 ALBERTMAN PUTRA BARASA 120122030425 SUIFATIHA RANGKUTI 120122190082 EWALDO 120122190842 SALSABILA HUMAIRAH 120122210289 SHAFIRA VAN DEYLI 120122210788 REYNOLD GIDEON MUNTHE 120122250139 JEVANIA 120122250813 M U H A M M A D S A I D A G U N G N A U F A L N A S U T I O N 120131010197 ALEX MARIO SIMANJUNTAK 120332170548 ABEL AGUSTIAN SIDAURUK 120341111727 ERICK YUDHA PRATAMA SUKKU TEKNOLOGI INFORMASI 120112130113 MUHAMMAD FARHAN AR RAZI 120121010311 HERZINANDA PUTRA 120121010337 SAFUTRA SETYA ADINATA 120121010996 RIO MANUPPAK SIAHAAN 120121010998 CHRISTINE AMANDA 120121011562 INDAH SIMBOLON 120121030864 WYNNE JOVITA TASLIM 120121050007 BETSYEDA VALENTINA TARIGAN 120121050682 BOBBY ADITHYA MANIK 120121051017 DOMINIQUE AMETHA PERANGIN ANGIN 120121051596 LEVINA GUNAWAN 120121070412 KURNIA NUR AKMALIYAH DALIMUNTHE 120121070487 TERUNA TEGAR MATONDANG 120121070753 MUHAMMAD RIDWAN RIZKI 120121071012 INDAH AMALIA SIREGAR 120121071338 GALILEO GULAMPATI MARAPRATAMA PURBA 120121110099 STEPHANI ULI BASA SILITONGA 120121110412 DAVITA CANDRA 120121130465 DOHARFEN FRANS RINO PARDEDE 120121131206 NATASHA TIOVANNY SILABAN 120121131360 RAIHAN ALIFYAH LUBIS 120121131680 ANDREW WILLIAMS 120121151036 RANDY HISYAM ABYA 120121170413 DORMA ULINA PASARIBU 120121171001 MUHAMMAD FAUZAN FADHIL KURNIA 120121171139 MUHAMMAD RIDHO ABIDIN DAMANIK 120121171242 INDAH ZAHRANI LUBIS 120121190193 YEHEZKIEL GLENLOMO MANURUNG 120121190465 FILDZAH ZATA AMANI NASUTION 120121191111 HIZKIA WINTER SIMAKA PURBA 120121191347 JEFRY 120121191705 IRWANSYAH SARUMAHA 120121270327 DANIEL TIMOTHY SIMORANGKIR 120121290565 PUTRI YANTI NAHAMPUN 120121291272 ARNALDO LEONATA HOSEA SIAHAAN 120121311071 TSABITAH MUFLIHZA 120121311589 KELVIN NATHANAEL LUMBANRAJA 120121311665 NANDA RIZKI AMELIA 120121351213 MUHAMMAD ARIEF FADHLAN

120121370211 120121370480 120121390306 120121410464 120122010290 120122030949 120122070335 120122110127 120122111032 120122210250 120122250108 120151210488 120321370467 120611150375

SHOFY AZIZAH ALBERT STEVEN KO WAHYU SONI PRATAMA MARPAUNG FRANSISKA ARTIA SESILIA SIHOMBING KEVIN TULUS RICARDO SILITONGA GEBY FEBRY ANHAR LINDA TAMARA SIREGAR CYNTHIA YAPITER YEFTHA EL IMANI PARDEDE VYOLA VALENTINA EVARISTA MUHAMMAD NAUFAL SURUR BERUTU WILBERT CHANDRA SAMUEL RAHMAT YOSAN REINALDHY SUZETA PURBA

MANAJEMEN SUMBER DAYA PERAIRAN 120121010754 YUNELSA SIMBOLON 120121050658 SAYYIDA NAFISA 120121051032 DELLA KHAIRIYAH ULFA 120121070554 HAPPY CRISMASYA PANJAITAN 120121070893 STEFANY FLORENCIA 120121070970 NATASYA REBEKKA MANALU 120121071417 SITI MAHARANI 120121071425 TATI ANITA SIHOMBING 120121071497 ULFHIA MAYUSDHIKA 120121090367 ANITA LUMBANGAOL 120121091243 SYARIFAH SHAAFIYAH 120121091393 SYEIDIO LOHOT LI SIMARMATA 120121110353 GABRIELLA APRILIA GINTING 120121110896 SHERINA MELODY HASIBUAN 120121110989 LISTY FITRI AMANDA 120121130419 IIN APRIYANTI NAINGGOLAN 120121130699 CHATRINE YOLANDA PUTRI SINAGA 120121171487 EDHO REALFREDO GINTING 120121171571 DINAR KRISTIANI PARDEDE 120121191180 ARGA YULIANSYAH 120121191596 AGNES MONIKA GULTOM 120121210419 MARTIN CHRISTIAN PANJAITAN 120121210652 SALSABILA AMANDA PUTRI 120121270259 GAPTA MUAZHAM 120121270626 SAHAT PARULIAN TAMBUNAN 120121270761 BENEDIKTA GRACESELLA SINURAT 120121311066 BRYANDO ANDREAS SIPAYUNG 120121350158 MAY RAFLIN BR. SINAGA 120121370019 AISYAH CANDA NASUTION 120121371466 FARAH SINDA LUTHFIE 120121371618 TIUR RUMENTY MARPAUNG 120121410264 AKSYAH OLVIN DELIM 120121410448 MEISYA PUTRI AUDREY 120121410469 MUHAMMAD ADITYA HARDIANANTO 120121411001 ROZISKI NAIBAHO 120122030129 ULFA QAULYA 120122050712 UMMUL WARDAH JUNIKO 120122090494 TOLHAS JUMAPEA SILABAN 120122110149 HILAL IDAMA DALIMUNTHE 120122150083 IYANDO GILBERT PARTOGI MANIK 120122150444 MUHAMMAD THARIQ ABSHAR 120122190957 AYU TRI PUTRI NAIBAHO 120131030473 FEBRIYANTI SIMANJUNTAK 120133570134 CAHYA FILIA GULTOM 120323170483 CHANDRA GINTING TEKNIK LINGKUNGAN 120121010044 RIBKA AMELIA MANALU 120121050186 ADELINA KHAIRANI 120121090383 ARVIN 120121090679 ALEXCIUS SODUGAON SIMAMORA 120121111443 BROOKLYN VALENTINO SIAHAAN 120121111589 YOSSI MONALISA HUTABARAT 120121130299 AMANDO MANALU 120121131486 RIDHO JAYA SIHOMBING 120121150560 WILLYATER SYRUS HUTAGALUNG 120121150654 KOKO SILALAHI 120121170272 WILLIAM YONATHAN HUTAPEA 120121190995 MUHAMMAD ADLI 120121191294 PARLIN FRANSISKUS SIHITE 120121250352 AGREE MANGANJU EVANNELS SILALAHI 120121251116 HAFIZHOTUN NI’MAH ANAWANTI 120121370055 WAN HAFIZH 120121370487 AGNES YOFITA ZEGA 120121430306 ANGELY F. PANJAITAN 120121450264 ANDI PRANATA SURBAKTI 120122030125 LITA RUTH PURBA 120122090881 DUMA PURNAMA GRADETY BORU SIHITE 120122210101 SONIA SAMANTHA SAMOSIR 120122210927 PUTRI VERONIKA SIHOTANG 120131190509 REYSANDRO NATHANAEL 120131310904 MARTOHAP SIANTURI 120133470289 ANASTACIA FEBRIYANTI SIBARANI 120171170746 SABINE MEIVIANDA SIMANGUNSONG 120334170647 MAICEL RIA DEBORA SINAGA ILMU HUKUM 120111010108 120111110427 120112070198 120121010157 120121010223 120121010684 120121010773 120121010921 120121011050 120121011084 120121011213 120121011291 120121011292 120121011533 120121030279 120121030944 120121031087 120121031198 120121031349 120121031592 120121050006 120121050067 120121050130 120121050332 120121050462 120121050583 120121050585 120121050677 120121050754 120121051184 120121051358 120121070099 120121070112 120121070428 120121070450 120121070777 120121071156 120121071324 120121071718 120121090103 120121090236 120121090473 120121090493 120121110586 120121110654 120121110807 120121111352 120121111439 120121111739 120121130208 120121130242 120121131108 120121131205 120121131301 120121131657 120121150843 120121150957 120121151024 120121151120 120121151234 120121151244 120121151300 120121151454 120121151676 120121151739 120121170262

M. FITRIANSYAH FADZIL SAUQI JILANSAHIRAH LHEDIFA KENNY JESICA KEZIA NATASYA BR GINTING CHACHA APRILIA BR BUTAR-BUTAR BRIAN JUPITER ARMANDO SINAGA GIVANNIE SINGGARNIARI LUBIS STEPHANIE HALIM EVA REGINA BR. GINTING JOYCELIN GUNA CLARISA BR PERANGIN-ANGIN CINDY HERMINA KHAYANI BR SILALAHI GRACIA TAMARA SILVIA MANALU MIRZA VIVIAN SIMANJUNTAK M. MUGHNI A L L E R U S A L O M O A R TA H S A S TA S I M A N J U N TA K ADE MEI FOR THE VINA VIOLYNNE TANIA WINDA GARCIA ARTHA BR GINTING NICHOLAS LOWIS JHON BRYAN ZICO TARIHORAN EFRAIM NATANAEL SIMANUNGKALIT INDAH M SARI PAKPAHAN MARGARETHA SELIA BR SAMURA CINDY ANGELI BR HUTAPEA CAERANI MIKHA CRISTINE SIREGAR RACHEL THEOFILA SIREGAR RADITYA DEMETRIUS S T E P H A N I E R A C H E L J U L I TA L U M B A N T O B I N G JOSEVIN SAPUTRA TUMANGGOR TEGUH PRASETYO J U V E N R O M I C H A E L H A M O N A N G A N H U TA B A R AT MUHAMMAD ZUHDY IKHSAN DINDA KUSUMA RAJNI MUHAMMAD FADIL KETHLYN THESALONIKA GINTING YEMIMA YAS PELITA SIREGAR MARTSELINA THERESIA MANURUNG JEREMIA CESSARI LAMENGGO SINULINGGA BELLA RENATA HUTABARAT YOHANA PUTRI MAGDALENA LUMBANTOBING ALYA DHAVIYA LEVIZA JESSICA ARMEIS NETANYA DELAYA HAPPY ALAWIYAH YASHINTA KOSMANTO LOUISE ADELIA JOHANNA WANINGHYUN PRIMUS RAIHANDINATA DONI PERDANA SINURAT JOHANNES SEPTIAN PAKPAHAN CINTIA AHIMSA GANDI NAPITUPULU RICHARD STEFEN OCTAVIAN LUMBANTOBING PUTRI NELLITA SIMANJUNTAK YOHANA RISDAYANTI PURBA SAYYIDATINA AULIA HASIBUAN EMERALDA PRIMSA BR BANGUN TASYA MARGARETH LUMBANTORUAN WARRICK KHOSASI NATASHA TRI AMANDA PUTRI AHMAD HUSEIN LUBIS LAMTIODORA PANJAITAN DAYANG SUCI ANGREANI TAMBA ANASTASIA BERLIAN TAMBUNAN SYAZWINA AZZAH BANIVA KEVIN AURELIO TARIGAN CHARINI KARESTY BAKARA

120121170454 120121170499 120121170505 120121170829 120121170888 120121170891 120121171073 120121171181 120121171193 120121171437 120121171466 120121190145 120121190227 120121190357 120121190493 120121190584 120121190598 120121190672 120121190876 120121191375 120121191717 120121210109 120121210184 120121210860 120121210882 120121211013 120121211023 120121230507 120121230561 120121231458 120121250132 120121250440 120121250679 120121250683 120121250847 120121250890 120121250961 120121250992 120121251094 120121251332 120121270122 120121270149 120121270284 120121270414 120121270567 120121270603 120121270619 120121270678 120121270693 120121270715 120121270970 120121271168 120121271434 120121271557 120121271560 120121290210 120121290382 120121290597 120121290978 120121291098 120121291129 120121291405 120121291696 120121291710 120121310020 120121310158 120121310255 120121310282 120121310595 120121310687 120121310742 120121310806 120121310998 120121311144 120121311160 120121330029 120121330457 120121330707 120121330902 120121330975 120121330983 120121331170 120121331202 120121331425 120121331532 120121350188 120121350547 120121350548 120121350770 120121351000 120121351414 120121370455 120121370567 120121370984 120121371576 120121371609 120121390073 120121390328 120121390474 120121390661 120121410474 120121410782 120121410838 120121410865 120121410939 120121410981 120121430112 120121430647 120122010682 120122010715 120122010909 120122010993 120122030044 120122030196 120122030535 120122050126 120122050399 120122050580 120122070842 120122110612 120122110652 120122110963 120122130009 120122130532 120122130799 120122130998 120122150015 120122170192 120122170595 120122170992 120122190122 120122191040 120122210007 120122210743 120122250242 120122250285 120122270304 120131010061 120131010352 120131010797 120131070116 120131090549 120131130455 120131170862 120131190177 120131190503 120131190814 120131270424 120133450243 120133510149 120133510198 120133570212 120133590228 120133610192 120141270559 120142070214 120142430336 120142430788 120143450052

CINTIA VANESSA MILALA MARISA APRILIA ADLAN AZHARI PRATAMA TENGKU DWI GITA CAHYANI AYUMI KINAYA T ELYA FEBY IBONITA PANJAITAN DEVINA SAFIRA NUZWA MAHYUMI IMPIAN NATHASYA DEA RIZKY ANANDA ALYA FATRESIA BR GINTING IMMANUEL ALPOGA PASARIBU ALDRICH SIHAR TIMOTHY SIAGIAN SAYFUL SIPAHUTAR AZURA RAMADHANI ELVIN IGNATIUS ALIFYA LUNA SYASQHA HARAHAP DOSMA HASUGIAN LIDYA CHANDRA SITOMPUL SALSABILA TSABITA LUBIS HAMDI RAIS HARAHAP ANDREA JUSTIN IMAN SETIA HALAWA STEVEN GRADEE NUGRAHA CATHERINE A SIREGAR WIRA YUDHA SIREGAR YOSUA EUCHARISTIA UMBU SARO ZEGA OVAN LEO SIMATUPANG RAYNA SAKISWA LUBIS YOGI KRISNALDI SIJABAT FARADILA PUTRI STEVEN NICOLAS SIANIPAR SARAH MAUREEN SAMOSIR MUHAMMAD AKHDAN AZURIYANDI YOSUA ADIFRIEND LA’IA ASSYIFA GUNTUR BAGASKARA SARAGIH AMELIA MAHARANI BILLY JORDAN PURBA AGNES MARGARETHA SURBAKTI ANGGIE YOLANDA SARAGIH JESSYCA SHARINA JUNIATA BR SIDEBANG GLENI GABRIEL AYUSTINA SITEPU NATACA DEVITASARI LUMBAN GAOL FACHRIDHA LAILY FELIKS RIFAEL MANURUNG APSARINI PASTIKA SIMANJORANG THALYSYA ADILLA PUTRI SIREGAR ROULINA HANDAYANI SITUMORANG DAVIN GUMURUH MARPAUNG ALFRISKA HUDAYANA RAMBE MICHAEL HARRY SANDI SIMATUPANG ALDI ANANDA SEMBIRING PELAWI SEKAR ARDININGRUM ELIZABETH REGITA EUNIKE BR SIREGAR DEMAK SEM NOMENSEN FIRMAN ARTIN HUTAGALUNG GABRIELLA MENTARI LAMTIAR SITANGGANG ANDRI RONALDO RUMAHORBO AVIYA DEARLY KENCANA SIHOTANG MUHAMMAD FERDHI SUWITO HASRUL BARI BATUBARA WILFRED ARTHUR ULIMA SITUMORANG CHRISTY AMAIENDA AGINA .G. MUNTHE TIRZAH CHARITY SINAGA MUHAMMAD HUSAIN AZHAR HAYKAL MAYANG MAISARAH KEMIT RIV’AT KEVIN R SIRAIT CINDY MARGARETHA GINTING YESSICA M. SARAGIH DWI RAMADHAN FACHRI MAULANA AL-CHAIRI NASUTION DIAN KARTIKA MASNIARI SIHOTANG MARGARETH NAOMI SIANTURI MONIKA MANIHURUK OK MUHAMMAD SOFI FAUZAN MUHAMMAD ANGGA RAMBU PUTRISARI SIAHAAN ARI ROBERTO HUTAPEA LEONNY RACHEL APRILLIA SIRAIT PHILIP DIVALO. P RAJA BOY ANDREAS SIMBOLON DOLLY ANUGRAH ARITONANG YOSES KRISTO IMANUEL SIHOMBING NAFISAH SYAHDA PUTRI DALIMUNTHE DINDA APRIANIS NABILAH DANIEL CHRISTOFER TOGI SILITONGA SYAFIRA ADISTI PUTRI MIRANDA CALISKI SUFINA DALILA ZAHRA VICKY WISUDAWAN PARDAMEAN SIAHAAN JOSEP NADEAK SULTAN SULAIMAN BEATRIX AURORA NAINGGOLAN GELORA KURNIAWAN JERNI PASARIBU CYNTHIA BR. SIRAIT EUNIKE SRI HAPPY SIHOMBING RUTH DEBORA NATALIA ANGELICA SOFIA TAMARA AGATA BR. TINAMBUNAN AHMAD SULAIFI ABDILLAH FARAH KHAIRUNNISAH PASARIBU NORA LISTIKA SIAHAAN GABRIEL VALENTINO SINAGA JORDAN GIOVANNI TAMPUBOLON OPHELIA IRENE SIRAIT LUCINDA LAMRIA RUMAHORBO JOHANNES AGUSYANTO DEFIS TAMBUNAN ZAHRA AUDY HAZWANI ZULFAHMI SIMBOLON RAHMAD SAHPUTRA RITONGA NATASYA CARMELA LOSANTY SIREGAR NONA MEDINA AMANDA AULIA BALKIS DEA PUTRI FARHAN ALPANI PANE REBECKA KRISTINA SIBUEA VINCENT MEILUARTHA PUTRI SALSABILA YASMINE SATRIO BUDI UTOMO CANDRA KURNIAWAN BUTAR-BUTAR CHRISTIAN PARULIAN MANALU PAGAR PANGIHUTAN LAIA YOHANNA SILABAN MELISSA SIAGIAN JOSEP PANDE LAEL SARAGIH JUAN FELIX TIMOTIUS RAFI SADDAM AUFAAM DINDA PUSPITA SANTOSO KEZIA VALENTIN PASARIBU TASYA SITORUS ADYARI MALLASAC TOGATOROP YOHANNA SEPTIBRINA SIRAIT BUKHARI RAHMAN HARAHAP VALENCIA NATHANIA TAMBA GRACE NATALIA SINAGA YOSUA SAMOSIR M.FARHAN ANANDA FATARAH GLADISYA RATU FINESSA FITRI PERMATA SARI BR. SIANTURI PUTRI KARTIKA DEBORAH PARDEDE MUHAMMAD AULIYA ALFITRAH FARHAN ASYURA KASYFURAHMAN ECHYNIA SIBRINA IVANNA YOLANDA PANDU WISNU PERDANA DAVID REINALDO PANGARIBUAN HENRY CRISTIAN PURBA PUTRI SAVENTINA AMBARITA MUTIARA ANGELINA JUNITA SIMANJUNTAK YOHANA PUTRI SIAHAAN ARNOLDUS PRIMA NAIBAHO STEFANUSCARLOSLEOSUNDAYSIMANGUNSONG CAROLINE FERYNA BR MANIK CINDY PERMATASARI SIMANJUNTAK AUTARKI KAMAL ABDUL KHADIR JAILANI ALYA MEDINA ANJANI REYNA PRAMESTI KHAFIFAH ZIHAN FATIMAH

WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020

120151210494 120151250303 120151370075 120312190527 120321110766 120321250092 120321610467 120323250639 120323390120 120323491004 120323530504 120323630057 120323650230 120324090246 120324370121 120332090696 120334090028 120372210182 120541210338 120911190090

LASBEMA SAHAPINE JIMMY ROHITO SIMBOLON KHARISMA BINTANG SAFA JEREMY WOLFGANG RHENALDY PASARIBU GLEN CHARLIE KARO SEKALI RIDWAN PRAMUDYA GABRIEL MARCELLINO SAOR RADERO SIAHAAN MALINDA HELSA TERTIANA ALEXANDER BRYAN SITUMORANG MORIS CHRISTIAN SAGALA HAGA YOGA P. GINTING RAFLES RICO PANDAPOTAN PANJAITAN SURYA DINATA THERESA ELDA PUTRI DABUKE TIMOTHY NOVRITRIANTA IBRENA RYADI ANJAS GUNAWAN MANIK EMBARI ARONTA NEZA ANGELINA SIMANJUNTAK RINTA ERLINDAWATI SITUNGKIR DANIEL BENY RIZKI MANURUNG

ILMU SEJARAH 120112130230 SAUFANNUR 120121010028 ESTER AYU O. SINAMBELA 120121050187 RAHMAD ROIHAN 120121051474 GERARDUS MONANG SITUMORANG 120121071594 MUHAMMAD NAUFAL 120121090506 CITRA AULIA HARAHAP 120121091032 SEPHIA SALSALINA GINTING 120121091637 DANI 120121111068 M. FACHRUL AZMY. S 120121130952 PADLI ALDIANSYAH 120121151182 MUHAMMAD MAULIZAR ZAMZAMI 120121151661 NUR SAHARA BR SIANIPAR 120121151720 ASRENITA SIMANUNGKALIT 120121190885 MUHAMMAD KHADAFI 120121210884 ARPICO SITINJAK 120121230558 IQROZAESA ADKHA RAIN SEMBIRING 120121230822 CHAIRANDA FADHIL PASARIBU 120121311226 INTAN TRIVANI SIDABUTAR 120121331598 SURYA RAHMAN 120121370623 ARDY WIRANATA SIAGIAN 120121390665 OKTO MARIO SITUMEANG 120121431023 MARIHAT JULIUS HUTAGALUNG 120122030374 WILDATI RIZKY 120122050331 RENDY JATMIKO 120122250362 DESTIN WAGI PARJILA 120131110855 MIA ERSA AUDINA BR LIMBONG 120323030349 HATIAN R.M. SINAGA ANTROPOLOGI SOSIAL 120114090016 AFDAL FEBRIAN 120121030083 WITRI YOLANDA SUNDIKA SIBURIAN 120121030240 DAVINSON ANDRIAN MART SIHALOHO 120121030518 SHINTA ANGGI HUTAURUK 120121051146 ZAHRA AFIFAH 120121051157 NADA ELBERT YULIDA GEA 120121091446 GABRIEL ANDREAS SIAGIAN 120121110615 FIFI HAIFA ZAHRA 120121110755 RAHMI SEPTI YANTI ZENDRATO 120121111307 CHINTYA ARYANI AZHAR 120121151284 NOVI FITRIANI BR NAZARA 120121151381 FIKRI AULIA HIDAYAT 120121190543 ANCE ROMAULI HUTAPEA 120121190688 JOSUA SINTONG PUTRA LUMBANBATU 120121191245 JEREMI ALDI SORMIN 120121210318 SHINTIA NATHASIA 120121230826 NADIA GINASONIA SIREGAR 120121230905 AGUNG REYNALDO PANGIHUTAN SITORUS 120121231271 RAHMAD HIDAYAT 120121231444 DESIMA BUTARBUTAR 120121231516 ALFAQIH WANNUR 120121251535 PAULA HUTRIANY SIGIRO 120121271515 FRENGKY HAFIANUS SITUNGKIR 120121311667 MICHELLE NATHANIA PATRICE HUTAPEA 120121330212 NOLY FEBIRA SITINJAK 120121330249 CAESARIO TEGAR AMALILLAH 120121350440 ELSYA RUTH GRECIA MARBUN 120121351653 BAYU PRATAMA SIMATUPANG 120122010690 ILHAM BUTAR BUTAR 120122070498 ADELAIDE SIDABUTAR 120122070761 FICKRY JULIANSYAH 120122091040 KEVIN ALPENDRO 120131090385 ANGELINE RACHEL 120131230471 JUNEND GABRIEL SITORUS 120141090308 IQBAL PRATAMA 120143270086 DIRGA ELLAND SHASIHADE 120321510768 ARYAN PUTRA HASUDUNGAN TAMPUBOLON 120321710260 MONALISA YOSEPHIN LAPPY SIHOMBING 120323170170 NUR’AISYAH MARDIANTI 120324070053 STEVEN KAREL JULIANDRI MARBUN 120332030336 THERESA HANA KAREN SIDEBANG 120332270625 LIDYA FERANSISCA AKUNTANSI 120114170025 120121010629 120121010944 120121011024 120121011472 120121011691 120121030175 120121030873 120121031644 120121051558 120121070158 120121070247 120121070705 120121071368 120121071505 120121071697 120121091521 120121091643 120121111223 120121111332 120121130716 120121130974 120121131241 120121150441 120121151187 120121151211 120121151698 120121170050 120121170732 120121170846 120121170970 120121190176 120121190613 120121190945 120121190962 120121191415 120121191453 120121191687 120121250203 120121251004 120121251287 120121251379 120121251546 120121270352 120121270866 120121271493 120121271603 120121290644 120121310419 120121310971 120121330593 120121330604 120121330620 120121331623 120121350742 120121350760 120121370281 120121370330 120121370760 120121370875 120121371343 120121371558 120121371590 120121390801

BUNGA FADILLAH ANDREAS BINSAR RUMAPEA GABRIEL GORGA GIRSANG RIFKY BERGAWA DIAN GRACE MONORA LILI MARSITA BR. SIJABAT DENNY CITRA FRANCISCO PARDAMEAN PARDEDE MAYTELY MONISCA PRASETYO HADIBROTO REGITA WIDYANTI VANIA DINDA AZURA RAYHAN AZZUHRI MAULANA SRI INDRA SETIANI FIORELLA FELICIA HUTAJULU DINA FIANTY LUTHFIYAH HARINI FILDARI AISHA SAGALA J O N AT H A N C H R I S TO F E L H O TA S I S I M A N J U N TAK FRANSISKA SITUMORANG MARTHA MIRANDA MANURUNG DAVINA YOLANDA BR BANGUN APRILDA ARIANA SIANTURI FAIRUZA NOOR BANIA SAMUEL WILSON PASARIBU ALFREDO SITEPU FRANS RIVALDO SIMANGUNSONG TENGKU ARYA ARZA EMIYA PEPAYOSA CHRISTABELLA ALVINA BR. PANGARIBUAN CARLYNCIA SHAFIRA QHALBU LUBIS CLARA FIRLI ANNIDA FIRDAUSA NASUTION RONALDO WILLIAM MAXIMUS JOHANA RACHEL BR SIREGAR TANDANA BURJU NAINGGOLAN RIBKA GITA ARIHTA ANGELIA LAURENA VENESA SIMBOLON FHARAZ TIAYU ALVINA CUT FADIAH IDZNI EQUEEN MARGARET TURNIP PHILIP JAKOBUS SIDABUKKE BAGUS ANDHIKA ALFRHENA KORLIATA SAGALA JESSICA YOLANDA NATASHA SIAHAAN CINDY PERMATA SARI DEPARI RAISA MEIDY MUSTAPA DHEA ANISHA SILITONGA ERSA PUTRI REMINA SEMBIRING INDAH SRI REZEKI MUHAMMAD ALI ALFARIZ DHEA ARMANITA SARAGIH NISSI SEPTINI SONIA ARITONANG VIVI HARIANTI RAMBE PUTRI ZEFANYA DOLOKSARIBU DEVI INDAH SARI LUBIS EMIR HAIDAR AHMAD M. WIRAYUDHA AZHARI LUBIS NABILAH GHINA ATIKAH LUBIS JONATHAN AGUST RIDHO SITORUS AHMAD FAUZIE MAULANA HANNA TIURMA SARAGIH NATALIA GULTOM


WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020

120121391007 120121410037 120121410167 120121410308 120121410352 120121450080 120122050918 120122070167 120122070271 120122070964 120122110296 120122110602 120122110764 120122130420 120122190476 120151170066 120151270131 120171190044 120312190274 120321050224 120323310428 120323391503 120323490530 120361030083

CHATERINE MICHAEL BERKAT ARO HULU DITIE TRI ANNISA THERESIA LESTARI MARBUN SONYA MARTA CHRISTIAN ROMULUS HATIGORAN ANGELA YOFANKA RIA HASIANTA HENDRIK ALFANDO NAINGGOLAN ALYA RAHMA AISYAH RISKA RAHMADANI KEMBAREN NADYA INTANIA ARDHINA SIREGAR NURUL HUSNA PRISCILLIA TAN SUAIDI YAHYA SIREGAR VANYA TANIA FENITA. P KEVIN O’BRIANT SALOMO TARIGAN WIDI GABY AMANDA TARIGAN DAVID LEONARD SITORUS TABITA RISTIANI MATIUS IFOLALA EFRILISA WISE SURBAKTI IUNIKE DEVINA MIRABELL ATIKA LARASATI

SOSIOLOGI 120121010897 120121030339 120121031204 120121071164 120121090525 120121090586 120121090769 120121090958 120121091130 120121091179 120121091490 120121111038 120121130357 120121131200 120121150628 120121151645 120121170408 120121190190 120121191086 120121191226 120121210723 120121230034 120121231464 120121231686 120121250572 120121271436 120121291350 120121291446 120121291454 120121330280 120121331115 120121350058 120121351053 120121390915 120121410932 120121430021 120122010743 120122030511 120122050970 120122090205 120122090762 120122130732 120122230190 120122231006 120122250862 120131130036 120131230846 120133090023 120133610163 120151250140 120321290890 120323330801 120331130165

VALENTIN FEBRI YANTI AZ-ZAHRA ANDINI NABILLA BINCARA PUTRA SARTA SARAGIH SITI TARISYA HANIFAH SHALIHAH HARAHAP J O C E L I N E M A R G A R E T H A R O M A U L I PA K PA H A N ADRENDI ZHOERI I WAYAN MATTHEW KEVIN MALEMTA RIZKI ANANDA DIRWANSYAH MANURUNG TITIN LIDIA NAPITUPULU JERNI APRILANI SIMAMORA BATARA IMMANUEL SIDABUTAR MUTIA KHAIRANI TUFANY THERESITA SITANGGANG MIRANDA ULINI AWALIDA HUTASUHUT AYUNDA SYAFNE RAMADHANI DALIMUNTHE CHATERINE GRACIA ELIZABETH HUTAPEA DIKI RIKARDIO SEMBIRING KHUSNI HABIB DAVALA FADILLA ZAI ALDI ANANDA ANGGA AZZAUZZI SURBAKTI SAMUEL HENRICO SITANGGANG FADIA NABILA HASYA BENITO ADRIEL BENEDICTUS HUTAPEA ARI EVINDONTA GINTING RIDHO ABDUL HAMID ROLIKA CHRISTINA PEBRIANTY SIMBOLON DIAN NOVERA SITEPU MARIA TRESSIA CECELIA RAHEL AMENTA SITEPU FERDINAND MARKUS SITOHANG IRAMAYA SARI BR SURBAKTI IRAYANA SIHOTANG ALBERTO TAMBUNAN SHANTY PURBA ABD.HAYAT HARAHAP ERNITA F.R. TAMPUBOLON ADEL BERTUS SIMARMATA NUGRAH MUNTHE SIMON PETRUS PEBRUARI SINAGA SRI WAHYUNI DIPO YANTI PURBA QORY NUR KHALIZAH JEFRI M SIHITE ANNA MAYKE MEGA FRANSHINE SIAGIAN TRESA FAULITA HUTAGALUNG IDORA TESALONIKA TAMPUBOLON BELLA RIZKY ANGGRAINI SIMORANGKIR DAVID PITER PASARIBU GIDEON ANDEKANA LAMBOK ENDAH MAULINA SHANNEN PANJAITAN FATMA SULISTIAWATI

ILMU KESEJAHTERAAN SOSIAL 120114230011 RONA ROKANIA 120121010006 HARATUA ARITONANG 120121010491 ANGELICA PATRICIA BR KARO 120121030416 TIARA AZAHRA 120121031218 SURIANI JUWITA SIANIPAR 120121050535 PRIMA SIHOMBING 120121051221 ROH BINARDO SIPAYUNG 120121070318 GRACIA SAGITA SILALAHI 120121071144 YOLA VINGKY PRATIWI SITOHANG 120121071651 JOEL INDRA MARTZELINO SIMANJUNTAK 120121090834 MUHAMMAD REVI SAHBANI 120121111266 CALVIN RUWANDI GIRSANG 120121130676 DESTIN AULIA ALMA 120121130762 ENDANG SAPUTRI HUTAPEA 120121150012 MIRANDA AGNELYA N. 120121150312 NOVANI RAMADHANI 120121170502 ESTER H SITINDAON 120121170584 DWI PUTRA SEPTUAGESIMA GULTOM 120121171126 JUWITA ENJELINA PANJAITAN 120121171229 JODIS OPENRI SIMANULLANG 120121190016 ANINDITA DELFIA 120121190502 DWIKI KURNIANSYAH 120121190504 ERYASTI APRILIANI 120121191186 VIONA ROSALINDA SEMBIRING 120121210575 KEVIN LEONARD PUTRA SIMARMATA 120121230597 LOIS ENJELINA GULTOM 120121230882 JOY NIKHOLAS MATTHEW SIGALINGGING 120121251223 MUHAMMAD AIMAR ZAIDDAN 120121271671 YESICA SILVIA BR MUNTHE 120121271712 NATALIA GEOVANY GINTING 120121291115 SAFINATUL HUSNAH 120121350672 SARAH MAULINA OCTAVIA MALAU 120121350892 MUHAMMAD RAIHAN ZAKY 120121351217 STELLA EKA ANGELICA SIPAYUNG 120121351327 RADEN PUTRA TABAH ALFUTHUH 120121351476 ELISABET RONAULI HUTAPEA 120121371513 RACHEL BR TARIGAN 120121430648 NIVOS KRISMAN WARUWU 120122010560 MUTIARA ANNISA SINAGA 120122070517 NAURA VALDA FAHIRA 120122110864 NADAUN NAZIRAH 120122110960 CHINTYA KHASANAH SIANTURI 120122111019 ALVIDA HAJNI SITORUS 120122190649 ROSEPA AYU LUMBANTOBING 120122190759 NABILLA AZ ZAHRA 120122230374 ANDRE OKTAVIANUS 120131250549 CITRA MUTIARA NST 120141030508 YOSI YARLI 120142470099 ZAHRA SYAHPUTRI TANJUNG 120321130578 SIRANA MIKELVANIA BABY PANJAITAN 120321190490 MONA THERESIA STEFANIE SIBURIAN 120323010386 HARRYS CRISTIAN VIERI 120323270234 FELIX SETIAWAN PERANGINANGIN 120323450259 RENSINA GRISELDA ILMU ADMINISTRASI NEGARA 120121010090 MARANATHA J.R.NABABAN 120121010877 ENJELLYA HARAITO SILABAN 120121011358 NETHASYA TRI ANANDA SIANTURI 120121011431 NELSON SARAGIH 120121031687 NASRULLAH KAMAL SIREGAR 120121050559 MUHAMMAD ANUGRAH WINANDRA 120121050763 TIA VERONIKA 120121050977 VIORELLA JULIANA AMBARITA 120121051395 FARHAN HALID SIREGAR 120121051529 ATIQA ALMA KHAIRUNISA 120121071025 VANESSA JULIA 120121090110 RIZKY PANGIHUTAN SIJABAT 120121090224 PENDAWA LIMA LUMBANRAJA 120121110907 IBNA UMMAMI 120121130349 ANDREAS DANTHA SIANTURI 120121130926 RICHARD TAMBUNAN 120121151095 WAN NILOVAR HAURO INSIYYAH 120121151592 FIZA FATARIZA NASUTION 120121170165 GRACE NURLITA PINEM 120121171600 MAULIDA RAHMAYANI 120121191207 REGINA FELICIA SINAGA 120121191321 NANDA RAY ANUGRAH SINAGA 120121191690 MOHAMMAD THORIQ YAZUAR 120121250113 APRILIA AZZAHRA HARTY 120121250928 SHAKIRA AL FISYAHRI 120121251562 ROBINSAR NAIBAHO 120121270362 MELANI BR SINAGA 120121271129 JUAN JOSUA SIREGAR 120121271164 LUTHFIAH THALITA PRASETYO 120121271400 YANECHA MARGARET LIMBONG 120121271676 ARMANDA RAMBE 120121271713 GERY GOK BOIN NAINGGOLAN 120121290865 RASYID EKA SYAHPUTRO 120121291613 ELLA SASMITA 120121291644 FAJAR PRAMUDYA 120121310023 KRISLIN MARGARETTHA HASIANNA SITORUS

PENGUMUMAN SBMPTN 2020 120121310133 120121330948 120121331049 120121351303 120121351658 120121371280 120121390467 120121390479 120121410959 120121450159 120121450243 120122010095 120122030645 120122050903 120122090716 120122170149 120122190235 120122250628 120131010863 120131070230 120131210373 120131350739 120133390204 120133590204 120151150223 120323630247 120333370532

GENIA SALSABILA ICA PERBINA SERI NOSA IRFAN JOLI SIBAGARIANG ELIEZER PEBRIANTA SEMBIRING ZHAFIRA SUHA MURZHA WULAN ALMASANI MEILINDA TARIGAN TIARANI NOVELICA MANALU CRIST YOEL MANIHURUK WINDANI ESTERLINA HAREFA PUTRI OKTAVIA PANJAITAN PUTRI MARIANI PAKPAHAN PUTERI REGINA HASIBUAN YEREMIA ELSADAI SIANTURI DENI IRMAYANTI MANURUNG VERONIKA O. HUTASOIT ISMED YANMAY DEDY FRANDO GULTOM YOSEPIN SIMAMORA HENRIKO SIMANJUNTAK GLORIA INRIANI SIHITE PUTRI RAHMA NENGSI NST FERTIANUS WARUWU PASKA ANGLE RIA ARITONANG JANA RAYMOND HANAFI ABFANDI SELWYN RADJA SIBURIAN RIA SAMANTA SIHOMBING

ILMU KOMUNIKASI 120121011428 NADILA TASYA TANJUNG 120121030834 SULTAN HASBI AR-RAZAK 120121031042 MARCO RADE JUNIVER SIMANJUNTAK 120121051200 HANNYSA 120121070085 LAURA SYAHRANI PANE 120121070325 ZIAN NABILLA BARUS 120121110462 CUT BULEUN SABRINA 120121111240 TESHA NOVITA HUTAGALUNG 120121130997 RIVALDO DAVID PAKPAHAN 120121131084 AZZAHRA DINDA KHAIRANI 120121131470 AURA DIVA ROSININTA SINAGA 120121170221 DANIEL TIARIF MANALU 120121170971 PATRICK WILLIEM MANURUNG 120121190921 M. RAIS KURNIA SIHOMBING 120121250442 JERICHO 120121251338 RIBKA NOVIA BR PURBA 120121251616 KESYA SALSABILLA NST 120121271002 VANESA TERESYA 120121271131 ESTETIA ALMA BR TARIGAN 120121311344 VINCENT CRISTIAN ANGKASA 120121330227 TRIVENA ELDATARI DEPARI 120121330594 APRILIA PUTRI SYALIMA 120121330614 GRACIA SARAGIH 120121331315 FATWA WIDODO RAHMADANA 120121350702 ANANDA RIZKYA PRATIWI HARAHAP 120121390674 NATHASYA LYDIA NEHEMIA SIANIPAR 120121410447 NELVA ADELA MANURUNG 120121430878 PATRISIA KATREEN ARTA PANGGABEAN 120122050997 AQILLAH SYAHZA NON 120122070221 FANY DWISA SIMATUPANG 120122070511 DINDA CLAUDIA TAMBUNAN 120122071023 MARGARETHA F.E. SILAEN 120122130916 ANGEL SISILIA PANE 120122190538 NASHA PUTRI HAN 120122190994 DEVY PRAMESTI 120122251036 MUFTI HALIM 120131250772 NAJLA RAFILA FEBIANTI 120133570056 CLARATINA ANASTASIA SILABAN 120151150468 HOTMA VYRMA THONDI 120171330702 JEZREEL 120321250301 MADELINE STEPHANIA SITIO 120323290789 CHAIZY NASUCHA ISMA TARIGAN 120352370138 RANI SAKRALOI 120355250001 PUTRI NUR HIDAYAH MANAJEMEN 120121010453 120121011096 120121011539 120121030273 120121030887 120121031459 120121050508 120121051222 120121070773 120121070860 120121070980 120121071028 120121071061 120121110117 120121110184 120121110480 120121110570 120121110803 120121111054 120121111449 120121130672 120121130734 120121150446 120121151137 120121151218 120121151357 120121170174 120121170393 120121170488 120121170743 120121170751 120121170806 120121170965 120121171239 120121171639 120121190146 120121190147 120121190514 120121210539 120121250007 120121250197 120121250331 120121250431 120121251645 120121271743 120121290232 120121290288 120121290955 120121291342 120121311201 120121311704 120121330019 120121330175 120121330339 120121330383 120121330416 120121330889 120121330916 120121331592 120121331644 120121350194 120121351298 120121351375 120121351742 120121370053 120121370647 120121370885 120121371020 120121371257 120121371504 120121390282 120121390388 120121390513 120121390653 120121390671 120121390690 120121410265 120121410349 120121410731 120122030293 120122030416 120122030988 120122110690 120122130320 120122130948 120122150619 120122170070 120122170382 120122170609 120122210591 120122210628 120122250447 120122250553 120131130011 120133430204 120133590272 120171490597 120323050072

ASTRI INAYAH AZKA ZERE ERLTHOR MEGA OLI SHOFIA MAWADDAH MUTIA VIRA CHISMA EKA DWI AFRIANSYAH AGUM ERIKONAMI JIMMAMADA NURREREIZA HARPMAN RIRIS ALPHANITA BUKIT HANNA ASTRID FARINE TONDANG CITRA NIKITA MANURUNG DIA KHAIRUNNISA DINANTY AGUNG FAHREZA FEBRINA MUTIARA LUMBANTORUAN YOLANDA PATRICIA TAMPUBOLON MUTIARA AISYAH CHANDRA PRATAMA PANGARIBUAN AFTANIA DANIELI PUTRI SRI REZEKI JOSUA SIHOMBING CINDY LASMARIA A.R.A SIDABUTAR KENZIE BREEZENT HALIM NATALINE ERA MAY CHRISTIN BR SIMATUPANG MUHAMMAD RAFI AL FAREZI DEBORA STEVANI SIAGIAN LAMRIA SIANTURI ABDUL HALIM AL AWWAB NADYA PUTRI BR SINUHAJI THORIQ AL BANNA TIARA DZIKRI SUMANTRI ANGELINA SITANGGANG VETTY VERONIKA SIMANJUNTAK NOVA ADE ANGRAINI GULTOM ELSA AGATHA M. PAKPAHAN KHARISMA FRIEZT P. SIPAYUNG KEVIN BAYHAQI SYIFA SYAFITRI ANGGIE SYAHDINA FITRI SIROJUQULBANI IERHASYANDA FAUNDRA NAFISYAH HARAHAP MUTHI’AH HASANAH LUBIS WIRANI REJEKI ANNA SANTHA THERESIA KARO AULIA HAKIM NASUTION MARIANI SINAGA MONICA VINCENTHIA RAJAGUKGUK LUTHFIYA ALMA SUSILO JODY IGNATIUS SITOHANG ALOINA REQUESTA SEBAYANG KHAIRUN NISA REFALDO SITUMORANG NABILA LUTFYYANA BELLA VIRGIE SIRAIT CRISTIN YEREMIA SILABAN AYLA AGTA ZAHIRA CONNI OLIVIA SIAHAAN MARIANA NEVITA SITUMORANG ARYA LOKANATA FAIRUZ YUMNA PANE CITRA ANGELITA NUSANTARA SEJAHTERA LINGGA NOVIA TESSA ROTUA PASARIBU TANIA ANJELLI PUTRI DABUKKE YOANNA PUTRI HASIBUAN MUTIA REZKI ELZAHRA POPITA DEWI BR TARIGAN LUKAS SIO TEGAR TARIGAN GIRALDI SIHALOHO NAFISSA AISYAH FITRI BR. SITEPU HABLI FIKRI POHAN D AV I D Y U S W A N T O R O T R I F E N A S I M A N J U N TA K NOVA AGAVE LUMBAN GAOL JANSEN VERNANDO SITOHANG BOBBY SUGARA SITINJAK AHMAD ALDY TANJUNG ELDI BREMA GINTING RIBKA REGGINA FRYSDHA LUMBAN GAOL SOFHIA ANISYAH GAMALIEL RODEWANTARA HUTAHAEAN EBEL SIMBOLON SUPRYADI ANTHONIUS MANALU RIZALSON SARAGIH AIDIL AZHARI M. FARIZ AKBAR SIREGAR CHIESKY ARYADANA ZYDAN ABLI SITOMPUL JERNITA SABRINA SIDABUTAR MIMI PUFA ROULINA MITA SARI PURBA RIEDENISA PAKPAHAN RIKA WULANDARI SAMUEL HASIANO HANNA KANIA SABNA OKTIPA SINAGA ADIESTI ROCHMA YULIAN RACHEL YOSEPHANY

120335010531 B A N J A R N A H O R , R O O N A N D T H E O D O R E D A U N G 120351650400 DEVINA SISKA YULIANA 120361050682 REBECCA CHRISTINE FELICIA SIHOMBING EKONOMI PEMBANGUNAN 120121010467 MUHAMMAD HANIF AULIA 120121010855 DIAN RATNA PERTIWI 120121011013 CHRISTALIN NATASYA OMPUSUNGGU 120121011212 SAFARIDA KHAIRUNISA 120121011482 BILL STEVEN T M T SINAGA 120121011644 MICHAEL OGEST DIRNEY LUMBANTORUAN 120121030076 ERIKA YOLANDA SILALAHI 120121030581 ARMANDO PUTRA PRATAMA HUTAHAEAN 120121030722 POOJA KURNIAWATI ZEGA 120121031222 SINDYLOKEN RISKY G. MANIK 120121031262 DOLLI YOGI PARAMA SINAGA 120121050132 IGLESIA FABIOLA SIMANJUNTAK 120121050620 SEPIA YOLANDA PURBA 120121050675 FITO ABDILLAH SINULINGGA 120121050709 JEREMY TIMOTHY SITUMORANG 120121070727 AFFIF NIKKI ANWAR 120121090284 MARTHA MELANIE SIREGAR 120121090665 IMMANUEL LASHOMBAR SIHOMBING 120121110699 NETHA BONITA CHRISTINE 120121130202 UDUT SEKATA CIBRO 120121131718 NINDIA REGANNA BR SEMBIRING 120121150888 EMBUN FARADIBA 120121170154 MUHAMMAD ALDI RAFIIF 120121170310 AYU ALIFA ONAS 120121170344 L A M R I M M A R O T U A A N G G I P U T R I S I T U M O R A N G 120121170414 REBEKHA WIWIEN PURBA 120121170501 HARIATI SIMARMATA 120121170955 AULIA MAHDINA SIREGAR 120121171113 DANIEL TRINOV LOPEZ SIAGIAN 120121171433 SRI SUNDARI HARDIYANTI 120121171593 GLORIA SIMANJUNTAK 120121190730 TONA ABRAHAM SIDAURUK 120121190809 WILLI INDO MELENIUM 120121190832 T. WULAN SUCI KHAIRINA 120121210106 RAHMAD HAMDAN LUBIS 120121210133 YODAIMER TSEDEQIA DABUTAR 120121231006 ANANDA EMERALD BR MILALA 120121231157 YESHUA NOAH MENAHEM H. VERMULST 120121250399 ANNISAH MARLINA HASIBUAN 120121251062 MERY CHRISTINA SIJABAT 120121271153 JOE JUAN KEVIN BARUS 120121271718 CINDY AFTRISIXSILIA SIMANJUNTAK 120121291480 MUHAMMAD FARHAN SYARKAWI 120121291492 KARINE FATHIA RAHMAH 120121291577 ANNISA AZMI 120121311134 JOE VAN LODI PURBA 120121311387 LISKIA PARRONA HUTASOIT 120121330308 IKHDA FADILA SITOMPUL 120121330638 AMMAR 120121330789 DAVID KEVIN PARSAULIAN SIMATUPANG 120121331318 ELSYA SARI NASUTION 120121351022 ANGELIA YOSEFIRA MANALU 120121351306 FEBRY ANDINI PURBA 120121370067 ELVILIA ARDITA BR SEMBIRING 120121370255 TESALONIKA PASARIBU 120121370339 ADITIYA BAGINDA MARPAUNG 120121370371 ANGEL MILARE SILITONGA 120121370386 MARIA ANGEL SIHOTANG 120121370507 DEVI PERMATASARI 120121370549 MUHAMMAD FADHLAN AZKA SIREGAR 120121370776 ARA CHRISTIN NAPITUPULU 120121390038 MARYO VALENTINO SIHOTANG 120121390120 MHD. HAFIZHAN GHUFRAN 120121390228 ANGGIAT DOLY SIMANJUNTAK 120121390409 JANTER NABABAN 120121430346 FERDINAND RAVINDO TAMBUNAN 120121430639 AQSHAL TAUFIQUL HAKIM 120122030366 ELFIEDE NIRWANA SIHITE 120122030833 RIAMA OKTAFIA SIPAYUNG 120122031012 AMINUDDIN LUBIS 120122090560 JEREMY PANUTURI BENEDICT SIAGIAN 120122110250 AGUNG SUTA LAKSMANA 120122110562 ANGGA PRATAMA 120122170208 MIMAITA BR SITEPU 120122190851 SUHAYLA YAHYA ZUBAIDI 120122230882 SRI DEWI UTAMI 120133570257 SWANTO GUNAWAN SITUMORANG 120133630206 DEWI OKTAVIANTI TAMBUNAN ILMU POLITIK 120121010561 120121011080 120121030365 120121051609 120121071005 120121071224 120121090518 120121091116 120121110650 120121130024 120121130219 120121130246 120121130688 120121131029 120121150263 120121151238 120121170114 120121170346 120121170568 120121170633 120121170748 120121170769 120121230148 120121230343 120121230916 120121250238 120121251427 120121270213 120121270308 120121330106 120121350024 120121350523 120121350784 120121370674 120121370802 120121390020 120122170787 120131110321 120143190066 120151170422 120323411308 120381150487

SARAH NABILA PUTRI MARDANI AMOR CLEOPATRA OCTAFIANI ANDIRA PUTRI DAULAY JAMES ALBERTO SIDABUTAR BAGAS EDWARD MANULLANG ICAP SYAFRUDIN ALI RIPANI RIVALDY ANDIKA GINTING RIZKY ZAKARIA RANI SELIA NURAZWAIMA CAROL GINTING FAJAR SAMUEL SITUMORANG REHNGENANA ELISA BR TARIGAN CINDY DAYANA TAMPUBOLON MUHAMMAD ORYZA GAJAH NOCTAVEN MICHAEL SYMOON SIANTURI NANDA TANAKA SIANTURI ANDRE TUBECARDO DOLOKSARIBU ANGELITA SITUMORANG JESLY ALBERTO SARAGIH LORENTINA BR SEMBIRING SAWALUL FATHIHA RICKY LEO PARTOGI PAKPAHAN ATMOCO SUTARNO MALAU TODO YOBEL HUTAHAEAN TEDDY AKBAR HASIBUAN DAFFA RIFATZRI LUBIS CITRA CARRY PANJAITAN LEWIS GORDON KEVIN BENAMMI IMANUEL MAHA HYZKIA HP SINAGA JOSH ANDRE PERDANA SILALAHI FELIX BOY YEREMIA SIMANJUNTAK FEBRIN TERESIA BR PERANGIN-ANGIN AKHWAL RAMADHAN MONTELLA HOWUHOWU HULU JONAMSO TODO PARASIAN SIMBOLON VITTO JAMINNENTA KARO-KARO SITEPU FRANSISCA ACILIA SITINJAK DEBY ENINA ENINTA KABAN CHRISTOPER DEITA LIANDY

SASTRA INDONESIA 120121010298 TIARA BR. SINAGA 120121030729 JIHAD AKBAR RAMADHAN 120121031348 LASTRI PASARIBU 120121051210 ADEK AL ZIHAN KHAIRANI 120121070795 PUTRI SULIANI BR SARAGIH 120121090251 MUHAMMAD RIZKY 120121090488 MARIA YEMIMA DONGORAN 120121091021 PUTRA RAMADAN 120121091236 MESRIANA MARBUN 120121091426 DESI HOTMAIDA SITOHANG 120121111491 YOHANA SITUMORANG 120121111566 ARMADA NIKATA TELAUMBANUA 120121131204 YOHANA NOVRIYANTI LUMBANBATU 120121150959 NOVIA MONICA SINTA ULI MANURUNG 120121170952 ALWI PUTRA HUSAINI 120121171317 WINDA NOPRIKA HUTASOIT 120121171364 MONALISA 120121171672 BINA ANGELICA RUMAPEA 120121190295 FIKRI HANDANU 120121191053 RITA ENJELI BR MARBUN 120121210113 ADETYA RAMADHAN 120121230332 MURIEL SITOMPUL 120121231174 LISYA CRISTAWATI LEONARDY 120121250467 NISRINA ADEFI BR TARIGAN 120121251090 SISKA GEOFANI SIJABAT 120121271154 KURNIATI LESTARI 120121330059 AMANDA DWI CAHYA 120121330157 ADE TRIANA 120121350932 AMAI NAULI SARAGIH 120121351194 MITA ARIANI BR TARIGAN 120121370613 SAFRAN AL FARIZI HULU 120121371177 YESAYA SAMOSIR 120121410048 SYNTA MARITO MANAU 120122010784 ASNITA SIJABAT 120122030162 SALSABILA RAFNITA 120122030462 YUSMITA SARI 120122050718 NANCI T.N SIMAMORA 120122070696 MARIA ELENA SIAGIAN 120122070720 PURNAMA HIDAYAT HASIBUAN 120122070789 MESA ABDILLAH 120122090026 RAISYICHA MUTIK SIRAIT 120122110027 HERLIN NADIA SINAGA 120122110029 IQBAL CHALID 120122110368 LUSTINA SIMBOLON

120122130230 120122230084 120122230099 120122230324 120122230332 120131090303 120131310868 120141050307 120142130269 120312090104

ANGLI MONALISA M. SITUMORANG MELATI LD NAIBAHO GRACIA AGATTHA MARBUN ANJELINA SEPTIANA HARIANJA NURSEHA ANGEL SAMARIA SARAGI TASYA FADILLAH AHMAD BUDI ENDANG AFRILIYA KOKO PARULIAN SIHOTANG

SASTRA DAERAH UNTUK SASTRA MELAYU 120114110086 MUHAMMAD FAUZI 120114130065 SRIYANA 120121011402 ANDRE SYURDI 120121050324 FILZAHTUL HUSNA POLEM 120121151146 FITRI ADEYANTI SAGALA 120121170475 MUHAMMAD ALDIVA 120121190309 ARTANTI SALSABILA 120121210016 NURUL ANNISA 120121231100 DIMAS AKBAR NUGROHO 120121290585 MILLCHA OCTAVIANY BR HUTAPEA 120121310896 AULIA AL MAJID 120121370229 SARNIDA.SAGALA 120121371314 JONES ADIKO BERUTU 120122030186 IRABIYUL ADDAWIYAH SIREGAR 120122130521 BALQIS FAUZIAH NUR SILALAHI 120122150238 USWATUN HASANAH 120122250713 AIDISTI AYU WANDIRA 120133510002 SAMSUL ARIFIN 120171030373 ARDIAN SYAPUTRA 120321030009 EKA RIZKY NURSALIMAH SASTRA INGGRIS 120111070403 GHAISSANIE SYIFA 120111150129 SALSABILA KURNIAWAN 120121010253 WINDY OCTALIN SIMANJUNTAK 120121030301 AINA ZAHRA TARIGAN 120121050530 NADHIFA ILMI 120121051274 ERIN YOHANA PANGGABEAN 120121070100 WITNESS EUNIKE MARGARETTA 120121070461 REGGINA ONGGATTA 120121070706 FERNALDI AULIA 120121071410 DWI PUTRI LESTARI 120121091302 ADINDA DWI PUTRI SIHITE 120121110590 SHERYLL RANIA FARADILLAH SYAUKI 120121150494 NANDA DEWI PRAMESTI 120121150746 M. ZULKARNAIN EFFENDI SEMBIRING 120121151455 AZURA AZALIA DHARMAYA 120121170872 CINDY ULI BASA TAMBUNAN 120121191679 SILVIA EFANI SARAGIH 120121210379 DIMAS PRASETYA PURBA 120121250817 GRACE LORISE ELNATASIA PANDIA 120121251389 CINDY CLARISSA 120121251472 ANNA SHINTA VHOLYNA MANURUNG 120121290587 FELIX BAEHA 120121291286 MUHAMMAD DENY ALHAMDY 120121291501 HOTLYTIA M.B. SIREGAR 120121291648 M. FARHAZ KRISNAWAN. S 120121311397 MISSY AYU ANDIRA 120121311625 SUSANTY TANNADA 120121311728 SAMUEL RAJAGUKGUK 120121331471 DINI EKA MAULIDA 120121350147 SHAFIRA ASYA 120121390726 CHAIRINNISA ARTANTI 120121390730 PUTRI NURHAYATI HUTAPEA 120121430347 THERESIA LAURA FEBIOLA SINAGA 120122010252 SHAFIAH BALQIS 120122010390 PUTRI ZAHRA SIREGAR 120122050445 YOLANDA AZHARI HERMAN 120122070141 RAUDHATUL KARIMAH 120122070272 SYIFA FITRI HAMZAH 120122090237 BINTANG TERANG PUTRA UTAMA PURBA 120122110301 ALLAMANDA NADYA SIAGIAN 120122110308 SHANIA MALIKA EPIPHANIAS SIMORANGKIR 120122110836 ALYA HAFIZAH 120122110941 INES MARGARETHA SITOMPUL 120122130314 SASTHA THERESIA PASARIBU 120122130819 MIFTAHUL JANNAH 120122170355 LANJAR MELATI SETIO MENTARI 120122170872 SALWA SALEH MADI 120122190543 NADIA SHAHIRA 120122210151 NURUL HASANAH 120122250957 FLORENCE SIREGAR 120122251016 EUNIKE SIAHAAN 120131110204 BESTI HORASIA HALOHO 120131150461 MUHAMMAD ADHA 120131170370 NURUL RYZKI INTARADINDA 120131310762 GARY SIMON SITANGGANG 120133210102 RUTH MUTIARA RAPHITA SIBARANI 120133450233 YOHANNA PEBRIANTI CAROLINE BR. BARUS 120171670098 KENAYA KAREN 120191390008 KHUSNUL KHOTIMAH 120323110701 R AT U M A H I R A H A S N A N A U R A P U T R I N U G R A H A SASTRA DAERAH UNTUK SASTRA BATAK 120121011541 EVA PASARIBU 120121011740 GABRIELLA PUTRI VALENTIN SINURAT 120121030229 JEMINTO MARTOHAP SIMAMORA 120121031030 NOVITA MARLINA PANJAITAN 120121031072 UMMI RAHMASARI MARINA DALIMUNTHE 120121031170 AMOY KARAMOII NAINGGOLAN 120121050282 JEVANYA RAJAGUKGUK 120121050761 SELVI TRESIA SIMBOLON 120121051433 PRISKA ULINA SETRIANI MANIK 120121051658 MICAEL FRANS PASARIBU 120121070077 NOMI SUPITRI SIREGAR 120121090523 OSHIN NELA NABABAN 120121110970 INSANI A ZAI 120121131141 FARADA P.SIMANJORANG 120121150151 SASTRA EFENDY PARULIAN SIBARANI 120121150638 IMMANUEL PEDRO HUTAGALUNG 120121151707 MUHAMMAD ALFA RIDHO SYAHPUTRA LUBIS 120121170503 FRISKA YULIANTI PASARIBU 120121191603 JOHANES B SITANGGANG 120121210598 ADAM WIJAYA TARIGAN 120121210826 FAUZI AZHARI SIREGAR 120121230065 MUZDHALIFAH YUNITA NASUTION 120121230470 SULASTRI TIUR LESTARI SIHOMBING 120121230484 S A R A H P O R M A N H AT I O A N M A R C E L I N A M A L A U 120121230724 MIKHAEL ALEKSANDER HUTAJULU 120121231057 EROSIMA SAGALA 120121250224 ALEXSANDER SIHOTANG 120121250335 RENOLD HERIANTO SIMANJUNTAK 120121271215 WESLY SIMARMATA 120121291018 JOYCE LUDWINA SILABAN 120121291711 MARTA ENJELINA SIMBOLON 120121311030 RANI WANTI MANALU 120121330256 PARLI BRANTO SIMAMORA 120121350371 MERSY ELSADAY K. PAKPAHAN 120121350930 ANGGI NOVITA BR.SIAGIAN 120121430016 DAVID HASUDUNGAN TAMPUBOLON 120121430031 CHINDI CLAUDIA SIALLAGAN 120121430179 ROBIN MONAS SILABAN 120122030706 SULAMIT SITORUS 120122050931 EVELINE MANGERBANG BR. SIMAMORA 120122110336 MANGIHUT P. SITUMORANG 120122150941 RINALDI PAHALA IMMANUEL SIAHAAN 120122170182 HENDRIK HUTAHAHEAN 120122190657 ZACKLYN DWI VANESA IMANUELA LUMBANGAOL 120122210982 OBED BT RAJA PURBA 120122250264 PELIX GABRIEL GULTOM 120122270245 DADY SETIAWAN SIREGAR 120131230662 ERICA YULIA CITRA BR SITORUS 120321130636 INDRI CAHYANI SINAGA 120323310833 BINTANG RAPHAEL CORNELIUS SASTRA ARAB 120113230022 120113230068 120121010865 120121011001 120121030255 120121030538 120121050310 120121070421 120121070878 120121090599 120121090752 120121090853 120121091001 120121130142 120121151378 120121170331 120121170444 120121170569 120121171306 120121190251 120121191205 120121191251 120121191253 120121230350 120121230625

YULIA KARTIKA SUMAIYAH INDRI NUR RAMADHANI ISMAYANI DHINI AMALIA MUHAMMAD HARUN AL RASYID TAMBUNAN AYUNINGSIH SIREGAR NABILA AZZAHRA SAHNAZ DWI SASKIA SIREGAR YUNITA SARI MAHFIROTU ZAHRA AURA SYAHFITRI NASUTION RIO ALFAID NURUL FAIQOTUDZ DZAKIYAH MULIA AKBAR TENGKU MUHAMMAD RIDWAN ALFHANDHI HAGANA RURY AYU DHISTIRA M. KHAIRUL FAHMI SULTAN BAROKAH SHOPIA RIMA MELATI MUHAMMAD FAKHRI ALBAR NASUTION ARIANI SAFITRI ELVIANA TINDAON FITRI AMALIYAH RAMBE

120121230635 120121231332 120121231483 120121251481 120121290482 120121290511 120121291139 120121311711 120121351584 120121370598 120122010400 120122070901 120122071029 120122090764 120122110887 120122130092 120122130795 120122130971 120122150592 120122210506 120122210642 120122230109 120122230316 120122230863 120131150087 120133550302 120142550247 120143410011 120323431579

MUHAMMAD AFIF FACHTURROZA RAYHANI ISTNA NEHLA MUHAMMAD RAEFALDHI AQMAL RIDHO SAPUTRA ALIYAH TRI SUCI DAMANIK HARLISA RAMADHANA SALSABILA SHIBA FIRDAUS INKA SRI SOFYAH NUR LAILATUL JANNAH MASYITA KHAIRANI ZUHGRIAN ATTARIK AL GABE FERDINAN SITUMORANG SITI SALAMAH MANIK DIAN RAHMASARI TAMBUNAN KHAIRIL ANWAR PULUNGAN SALMA HANNI KHALILAH NASUTION AMDIRA WARAIN NAPITUPULU AURA INDAH NUR‘AIN IHSAN HADI KHAIRUNNISA NASUTION NURAINI HARAHAP FAZRA FADYA ELSA YULIANI RATIH HARIANI LAMHOT RICHARDO S DERI LEONARDO PASARIBU ARI WYNARTA JIHAN NISRINA MUHAMMAD IRFAN MAULANA SETIAWAN

ETNO MUSIKOLOGI 120121011073 KESIA MARIA TRITATI BR LIMBONG 120121030257 RINALDI SEMBIRING MILALA 120121031345 DANIEL HAROLD PERDANA L.TOBING 120121051316 AMELIA ESTETIKA TOBING 120121070361 FANRO GANDA SINAGA 120121070983 SURYADI SIMARMATA 120121091617 RAGIL NOPO SINAGA 120121110928 ABRAM SIAGIAN 120121110947 ANDREAS OKTAFIANUS SARAGI 120121111157 PERDINAL EDO PERWIRA SIMBOLON 120121111227 YERIKHO DELVINCI GINTING 120121130017 ELIA NABABAN 120121150810 JOHANNA NADYA TIAR HUTAGALUNG 120121151048 YOSEFIN SADAI NAPITUPULU 120121151551 HIZKIA HUDSON SILALAHI 120121210162 PERNANDO SIMANJUNTAK 120121210560 ERIKSON SUNTHREE SIANTURI 120121230395 HENRO GUNAWAN SINAGA 120121231219 ERWIN SIANTURI 120121250044 YEHEZKIEL LANTULA PARDOSI 120121250292 IVAN PARLINDUNGAN PANGGABEAN 120121250494 RAHULIMAN LUMBAN GAOL 120121270109 PANJI SATRIA 120121270449 YABES SIMANJUNTAK 120121270795 RYANDI GINTING 120121290303 RUTH MAYANA ULI SIAGIAN 120121290378 INRICO SIREGAR 120121290769 ARIO KRISTOVER BUKIT 120121291117 RONI SIHITE 120121310437 YONDI GEOFANI MALAU 120121310713 FRANCO FIGLIO BARUS 120121311004 WILFRID LUNGGUK PURBA 120121351481 PRIMA NOPRAKA TARIGAN 120121371689 JOVAN REZEKI PURBA 120121390737 PANDAWA WIRAYUDHA 120121390743 RISTOMI RICARD SIMATUPANG 120121410928 HAGA BINARTA SEMBIRING 120121430201 ADINDA MARGARETHA BR TARIGAN 120121430679 AM YOSIA CRISTIAN LUMBANTOBING 120121430995 PRIMA TUAHTA PURBA 120121450076 WIDIARSO PRIA HASOLOAN MANALU 120121450143 ANGGI YOLANDA LUMBANRAJA 120122010057 FRANKLYN YOSUA SIAHAAN 120122030714 EFRIDA YANTI SIREGAR 120122050049 YOHAN VERON SILALAHI 120122050582 DAVID ARDIANTO AMPUSUNGGU 120122050774 ASYER SEBASTIAN SINAGA 120122090689 SEBASTIAN RICHARD NAINGGOLAN 120122110113 GERI PAUL SINAGA 120122150949 NIKO SAPUTRA SIHOTANG 120122170360 ERFIN SAMPE TUA 120122250065 JUAN PAMA SIRAIT 120122250344 ERWIN ANUGERAH ZEBUA 120133610233 BONTOR ANDRE YOSUA HASIBUAN 120151070393 ANGGIE PUTRI AULIA SIANTURI SASTRA JEPANG 120111070031 ASMAH NURURRIZKI 120114210027 MUHAMMAD FARHAN 120121011319 DEDE NURLAILA KARTIKA 120121050035 ADISYA PUTRI NADIRA 120121050820 NIWANA ADEGAN SETIAWAN 120121051604 FILZA NURAMALINA 120121071227 NURIL RAHMI GUNAWAN 120121071342 NABILA DITHA MUMTAZ PILIANG 120121071436 YESSI RASTINA FIRDAUS 120121090001 NIKOLAS SAUNU 120121090724 EZRA SYAMA B. CAPAH 120121110454 WAHYU PRAMUDITA 120121131446 ACINTYA PRANESA SARESTI PUTRI 120121151269 TEZA SYAH PALEPI MATONDANG 120121151641 YOSINA SITANGGANG 120121170403 BASMALLAH AGNIYA 120121170855 FAHRUZA RADHITYA ANTARES 120121210012 MARTUA TOGU SIMBOLON 120121210422 ANJAS SETIAWAN 120121230941 RIZKY UTAMI 120121231275 SARAH ANANDITA 120121270637 VITASARI INOCHI NAIBAHO 120121271527 PATRICIA SAMOSIR 120121291261 ENGEL MAGI HANAYA BR BANGUN 120121310809 FAUZI HENSAUBA SURYA 120121330205 NADYA CHAIRUNNISA NASUTON 120121330230 LUTHFIAH RAMADHANI 120121370690 M. FACHRI AZIZ 120121371511 SHINTIA CHRISTINE ADELIA BR. SIANTURI 120121410637 DINI AULIA 120121411015 JOSHUA UNTUNG SIAHAAN 120122010854 MARIA AYUSTINA DOKE RIA 120122090100 TEGAR AZAYAKA 120122110025 LESTARI REBECA SIMBOLON 120122110943 EDUARD SAMAN NAZARA 120122130618 NUR CAHAYATI NASUTION 120122190259 ROELL OCTAVIANUS 120122190291 KATRINE VELICIA SAMOSIR 120122250123 MAYLAN ENGLEN 120122250852 NADYA RAHMADHANY 120131050545 DINI ARIANTI HASUGIAN 120133470232 RAISSA IVANKA HUTAPEA 120141270272 ANGELINA MUTIARA S. 120171230433 TIARA PUTRI 120821070130 FARHAN ZAMZAMI SITUMORANG ILMU PERPUSTAKAAN 120121010161 ELLDYANTA BANGKIT REBABERTO GINTING 120121010479 PEBRIANTI 120121050183 PAGUH PEMBERENA GINTING 120121050296 SHINE PUTRI SIANTURI 120121070280 RAIHAN ANWAR 120121070595 FIONY NURILAZIZAH BR REGAR 120121071031 ERINA TESALONIKA SITUNGKIR 120121090426 JECKY PERMANA GINTING 120121091320 MAHRANI 120121091375 NURAZIZAH HARAHAP 120121110013 YOHANA GULTOM 120121110955 RANI NURCAHAYA ROTUA PURBA 120121111403 SRI WAHYUNI 120121131374 ALIF AKBAR SARAGIH 120121151312 DINDA AZZAHRA SUKATENDEL 120121170100 ZULFA AMIRA MAJIDAH LUBIS 120121170611 SALSABILA RAHIMAH 120121171246 NABILA HASANAH 120121230503 TA N I A A R N A P R I E VA N T I B R . S E M B I R I N G PA N D I A 120121230856 MARIA MARGARETTA 120121250980 RAGUM D. SIALLAGAN 120121250986 ANISA DWI RAMADHANI BR. GINTING 120121251614 RENNI ERNAWATI SIHOTANG 120121270997 RANA RAHIMAH 120121290627 NOLA MAHAKENNI TARIGAN 120121331263 BUMMA VILIA BR MELIALA 120121350103 ZORENNA AGUSTRIA SEMBIRING 120121370959 PUTRI DINDA ELIANI RITONGA 120121371379 PHILIP CHRISTOPER MANULLANG 120122010199 FAHRA AZLIA SIAGIAN 120122050337 A N I TA C A R O L I N A S R I W U L A N B R . S I M A N J U N TAK 120122050886 MHD. AGUS SAZALI 120122070168 BEBY ESLY ZAIWANI 120122090961 YULIANTI BR HASUGIAN 120122130582 DYAN FATZHARI SIREGAR 120122250036 SILVINA 120122250463 IANA LAILA ALFITRAH 120122270220 INDA YUSLIHA S

A5 120131030423 DELFRINA YASMINE 120131090038 AZMA WULAN 120131330200 SRI AYU RAMADHANI 120151070047 JOHANES RANTO PRANCIS 120151090213 NUR ANISYAH TANJUNG 120321730228 FITRI DIAN JANNAH 120323691539 RANI DAMAI YANTI SASTRA CINA 120112010053 120121010229 120121010733 120121011210 120121011623 120121050437 120121051047 120121051056 120121051600 120121091253 120121150058 120121151537 120121230021 120121230067 120121230612 120121251101 120121330090 120121331322 120121350200 120121350520 120121351080 120122030092 120122230940 120131290562 120141370024 120142550066 120151030314

ATHIRAH HUSNA CELINE WINATA FARIZ RAMADHAN NASUTION NIKE ARDILA NDRURU ZENY ARIANTY TAMPUBOLON MONIKA KRISNA BR.MANALU NASSYA NUR PUTRI BENAYA PUTRI KATRINCA FLORENCIA AULIA KAHAR HARAHAP ELISABETH MANALITO SIMBOLON WINNIE WISELY ANDRE SANDO NAHAMPUN ANGELA REHITA NOVENTIARA JUNITA LAURENTINA SITOHANG ADDINA RIDHA NADIYA SONIA EVALINE L. TOBING INDAH SARI SIHOTANG TRISA PUTRI DAELI ELISABET SOPHIA NAZILA HUMAIRA LANDRIKUS ANSELMUS SAMOSIR HAFIZAH SYAFITRI HELENCIA DAHLIANA SARAGIH ROZA QUERUN NISA NUR RAMADARTI TAMARA NABILA

ILMU ADMINISTRASI NIAGA/BISNIS 120121010596 KARIN AURANI 120121011034 DIVA REGITA BR S. MELIALA 120121011457 FARAH AMELIA KACARIBU 120121051674 BINTANG PERMATA SARI 120121070151 CHRISTY ANASTASYA SIPAHUTAR 120121071200 TEGAR KIRANA 120121090412 JECISKA SHELLY F. SIHOMBING 120121091066 NICHOLLIN STIFFANNY 120121110455 RAISYA AULIA LUBIS 120121111001 MUHAMMAD RIWANDA FIRDAUS ZAIN 120121131012 MUHAMMAD RIZKY HASIBUAN 120121131421 RAMADHANA AULIA PRABAWA ARIADI 120121131672 RUT MADIA HAREFA 120121150477 ANGELITA PUTRI NAIBAHO 120121170194 VIONA DELVINA SIREGAR 120121170553 VINCENTIA AVETRIWIANDA SINABUTAR 120121171093 NECHIA DUETHA BR SINAGA 120121171373 DONI ARMANDO TURNIP 120121190871 ROSMAWATI SIMBOLON 120121230385 JEFFRY EDBERT 120121230740 T. BAHTAZAR MUHAMMAD SINAR 120121250018 JESLYN LIE 120121250423 RACHEL NATASIA PARDEDE 120121251028 THEODORE BRYAN TARIGAN 120121270737 RIFKA ELFRIDA HUTASOIT 120121290421 DINDA CINTA NAINGGOLAN 120121290788 FATRESIA H.F BR NAINGGOLAN 120121291452 RIO HUDZAIFA 120121310664 EGIA NINTA BR GINTING 120121310700 ANASTASYACRISTABELLALIMONABR.SIMANUNGKLIT 120121311607 FEILICIA GARCIA 120121311710 WIDYA PUSPITA 120121330720 MUHAMMAD IHSAN 120121331157 FAJAR PETRONIUS TAMBA 120121390032 SITI MALIKASNAH LUBIS 120121410810 DANIELGABRIELPARLINDUNGANRAJAGUKGUK 120121431035 ROSA STEFANI SINAGA 120122170380 IMELDA TIARA INDAH SIHITE 120131330366 SANTO MAULANA PUTRA SINAGA 120133470186 ELLA PATRICIA SIMBOLON 120192030254 VIKTOR MANURUNG 120323250113 RYAN KENAS PSIKOLOGI 120114070002 120121010436 120121010784 120121011131 120121011273 120121031016 120121031275 120121031332 120121051065 120121051586 120121070086 120121070298 120121070737 120121070846 120121090622 120121090951 120121110623 120121110800 120121110972 120121130806 120121131398 120121150097 120121150710 120121150944 120121151278 120121170148 120121170201 120121170913 120121171604 120121190947 120121191026 120121191567 120121210199 120121210763 120121251426 120121251647 120121270153 120121270980 120121290004 120121290870 120121291548 120121310247 120121311166 120121331285 120121331353 120121350184 120121350442 120121350809 120121351726 120121370717 120121370908 120121370930 120121370962 120121371049 120121371195 120121390374 120121390449 120121390859 120121410066 120121410805 120121430830 120122010259 120122030328 120122030707 120122030756 120122050236 120122070081 120122070317 120122110026 120122110359 120122110948 120122131045 120122150461 120122170109 120122250190 120131030084 120131050365 120131170416 120131210630 120131270625 120131290016 120131290861 120133490194 120143370117 120181130014 120312090335 120323171500 120331210138 120341490467 120511110144 120712130443

SITI DELIA AMANDA JEFFREY ANGKASA NURUL HIKMAH HENNY SETIAWATY DAFFA ARYA DARMAWAN BATUBARA DHEANG SARI SILALAHI ALYA NOVIRA AYU VALERIE IVANA SILVIA PELIA OK.MUHAMMAD SYAFIQ AL FALAH DIAN ELLA LIANI BANJAR NAHOR MARISKA BR BANGUN FERNANDO P. SITUMORANG NUR SALSABILLA BELLA KRISTINE SITANGGANG NAJMIE ATHALIA AVANY ERIKA FEBRIANI LIMBONG NAILAH SITI SYAHIRAH PANGGABEAN REZA AKBAR PRATAMA TASYA NURUL AHMAD NABILA AZZAHRA AVE MARIA YOLANDA BR HOTANG SINTIA SILITONGA IRENE CRISTIN PASARIBU SERINA SIMAMORA PUTRI SINTYA NOVRONATIO W. SOLO PETRUS ARIANTO NAPITU YESIKA CHERIN SINAGA GRACE ANGELIN DAMANIK QIQI AMERI KARENDI GABRIELLA NOVRIANTY LUBIS LUTFIA AZZAHRA HASIBUAN NICHOLAS AGUSTINO MANURUNG KEVIN PUTRA GULTOM NURMALA BR.NABABAN SANTA THERESIA SIMANJUNTAK FILBERT MICHELLELASMATHABITADELAMEGASIHALOHO GENESIA IVANIA LIMBONG NATASYA ABAGTA SAGALA IKA NOVITA SIAGIAN NOVELIZA SITOMPUL AN’GIE BR. SIAHAAN VIOLA EUNIKE AGITHA BARUS ANGEL NATALIA MARGARETH MANURUNG CLARENCE FAUSTINE TANOTO ANNISA LARASATI AGITA MIRANDA TARIGAN VONNY M SIMBOLON MONALIZABETH BR. PANJAITAN DAVID REGUNA TARIGAN DWI MIFTAH FATIHYA ALISYA NURUL HAFIDZAH ARCILA DEAR DIVA DIRA ANNISA RINANDA MARETAULI TAMPUBOLON NYIMAS SUZY ZULKARNAIN CHINTYA CLAUDYA SIRINGORINGO PUTRI DAMERIA DONGORAN ANANDA ALYSSA HABSHAH L. TOBING ARGA PAULINA SIMANJUNTAK ADAM FADILLAH DHEA ERISKA TRIANA MAHARANI SALSABILA AKBAR SISKA MARGARETHA MANIK IMMANUEL HUTABARAT BINTANG BELEN SIMATUPANG FARADIBA TAMARA MUHAMMAD FAKHRUL RIFTA NURUL ARAFAH HARAHAP NADYA ARTHA BANAPSYA KHAIRANI BUTAR-BUTAR SITI ARSYIKA ZAHARA CINDY THERESIA LUMBANTORUAN TABINA NAYLA HASHIKO NAOMI ANANDA ZULVI MONA GUSTRIANA FRISKA HUTABARAT DEVI MONIKA OKTAVIONA FAHRUR ROZI FAZLY MUHAMMAD ROZAN ALFARISI JUWITA ELCESSA MARISA YOHANA MARPAUNG SAFIRA RUHMI DALIMUNTHE MARIA THERESA HUTAPEA RENIKA JULIDAR SITANGGANG YESSI TUANA MEILINDA SIANTURI VELLINA SEPTIANI SARAGI RINDITA BR PURBA PUTRI KHALISHA SYARON

120121230629 120121250499 120121250912 120121270628 120121271116 120121271304 120121290237 120121290319 120121290606 120121291403 120121310603 120121330514 120121351125 120121351367 120121351453 120121370596 120121370716 120121390137 120121390298 120121390731 120121410132 120121410219 120121450122 120122010112 120122010712 120122010878 120122030124 120122030147 120122030258 120122030348 120122030364 120122030551 120122050130 120122050229 120122050614 120122050957 120122070307 120122070958 120122090473 120122090619 120122090642 120122090724 120122110033 120122110249 120122110302 120122110571 120122110686 120122110700 120122110987 120122111045 120122130303 120122130958 120122150126 120122150348 120122150605 120122170050 120122170653 120122170667 120122190041 120122190831 120122190895 120122210387 120122210440 120122230038 120122230913 120122230958 120122250834 120122270100 120133410217 120133630197 120141230291 120142050467 120321510053 120321650076 120331390055

FADDILLA RAHMADANI NABILA INDRIYANI PUTRI PURWANSARI NADILA CEMPAKA HANY IVY FLORENSYANA ANGEL S BERLIANA E. SIMAREMARE YOHANA FRANSISKA SITANGGANG RAFA ALAINA TANJUNG ARON DON BOSCO SIANTURI TIARA RITONGA IJAYANTI PARDOSI DANIEL MARTUA SITORUS HAPPY NINA NOLA CHRYSTINE SINAMO CECILIA YOSEPHIN SIJABAT MUTIARA PANCA PUTRI SINUHAJI DEBORA RENITA PAULINA SIAHAAN NIA PRATIWI SIREGAR ASMIRANDA SINAMBELA TIARA KHAIRISA ROTUA ANASTASIA AMBARITA YONNI SEPRIANI TAMPUBOLON SYAH NURUL RISWANA SINDIA JULITA SITOMPUL ENDAH PUTRI BR TARIGAN TIOMELDA SIMARMATA MHD. RIZKI SIMATUPANG DEBORA SEVENIA SIRINGORINGO DE ENOVANI SITOMPUL NURFADILLAH SYAM NASUTION NURUL ARIFAH HASINA MHD. FADHILAH RONAULI HOTMATUA BR. NADEAK INDRI ANISA ELISABETH BR SIALLAGAN RHEMA GABRIELA DOLOKSARIBU NURUL AZMI VIRA MAHARANI NIKEN RIZKY YOLANDA MANURUNG FEDORA DEROLY BR NAINGGOLAN AL MIZA GINTING ANISYAH RAHMI CAHYANI APRILIA GINA SYAFRINA FAHMY NANDA SAHALA POHAN JUAN ANDREAS GULTOM ANNISA RAHAYU SYNTIA WULANDARI HARAHAP WIRDA RIZKY ANGGIANI NIKI ARIH ERSADA BR SEMBIRING AZIZAH ARBA RAMBE AISYAH SARI DEWI HARAHAP CITRA PERMATASARI BR SIANTURI VIONI ANGEL PRISILYA S DINA ASIMA OCTAVIA HUTABARAT DEBORA PUTRI SITORUS LENY NOPVILA SARI MHD KHAIRUL ARFAN SARAGIH NAZRI SURYA AHADI LEDY PAULINA SIMORANGKIR SALSABILLA PUTRI ANISA PUTRI RAMBE RAHEL RONAULI KURNIAASIH NAPITUPULU MENTI IRAWATI PURBA ELI ESTER PANGARIBUAN VEDRO LAMBOK SAPUTRA SILITONGA SOPIA SILALAHI SOFIYYAH AZNI BINRO MALDON MALAU DAHNIAR NATALIA SIPAYUNG CHIASRILYA MARIA HUTABARAT SETIA LARA RAHMA FAUZIAH HERLANDA EVALINE TASYA GINTING CUT RISMA AUDINA

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN PENDIDIKAN MATEMATIKA 120121010468 DWI NAILA FADDILA 120121011087 PUTRI SIMAMORA 120121011198 GILBERD M. SITORUS PANE 120121011405 TARA ANASTASIA SIRAIT 120121011471 SULTHONAH ZHAFIRAH FATHANI 120121011639 HENRY M. SIBARANI 120121030013 RESMINA STEFANI OKTAVIA PURBA 120121030321 KI HAJAR DEWANTARA 120121031416 SIMSON ANTONIUS SITORUS 120121031480 MAHFIRA SHULIMA 120121050082 ESTERINA ELISABET SIAHAAN 120121070654 RUSMALA SIMANIHURUK 120121070938 MARCELLAFEBRYSARIELNISSABRTARIGAN 120121071041 MONIKA ROHULINA HALOHO 120121071287 KHOIRUNNISA SIREGAR 120121071493 NURUL MARDIYAH BR PINEM 120121090035 MUTHIA AZZAHRA 120121090108 PUTRI AMELIA BR BARUS 120121090295 JHONY RIZKY ALEXANDER BATUBARA 120121090322 ALDA AULIA NASUTION 120121110268 NOVY ANY WARUWU 120121110544 JULAILA 120121110551 SRI NOVALINA BR SEMBIRING 120121110826 ICHA NOVALIA PURBA 120121110861 SITI ALIF AL ZUHRAH 120121111646 GRACE SELVIA BR SIMARMATA 120121111734 ELSA YOPITA SIAHAAN 120121130151 GEBY AGNES SARAGIH 120121130153 VISCHA BR. GINTING 120121130512 AULIA FAZRIANI 120121130790 ALPINA ROSALIA 120121130972 ELENA PUTRI SINAGA 120121131145 LILI YESSI PANGGABEAN 120121131333 ANNISA KHAIRA 120121131477 YESSICA ISABELLA PURBA 120121131615 HONESTY GRACE SIGALINGGING 120121131732 ANDINI GRATIA OKTOVANI MANALU 120121150316 ALFINA SYAHRINI GINTING 120121150795 ARDIA PRAMESTY RISKI CAHYANI 120121151119 NEHEMIA EBENNA EZERIA BAKARA 120121151247 ESTERINI NOVIYANTI TARIHORAN 120121151311 DINDA ANGELA 120121151402 ROYANA PERIYANTI LBN TOBING 120121151457 MHD ARI FEBRIAN LUBIS 120121151602 RIBKA OKTAVIA PURBA 120121170465 ANGELIN YOHANNA YAN MANURUNG 120121170519 HASTIYANI BR SINURAT 120121170804 PUPUT DIANA PUTRI 120121171188 FRISKA AMELIA 120121171597 RIMA MONICA TARIGAN 120121190046 NOVITA ENJELITA SIPAYUNG 120121190274 CINDY RAIN CARNITA SINAGA 120121190287 ADI NAINGGOLAN 120121190668 PRICILIA MAWAR MARGARETH SITORUS 120121191046 TIARA AFRIANA 120121191589 GINANTY NABABAN 120121191598 ANDIAN KURNIAWAN ZEBUA 120121191670 EDWARD HAMONANGAN 120121210704 RENALDY ANDREAS SINAGA 120121210911 BENNY BENTENG HURABA PURBA 120121230172 DWI NOVI AVTAYANA PUTRI HARAHAP 120121230287 ANNIDA AULIA ZANNAH 120121230780 DEWI JELITARIA SITUMEANG 120121231267 PENI ELVIANA BR TARIGAN 120121231663 KARYN ANGELINA ARITONANG 120121250279 JESSICA KARINA BR MILALA 120121250412 GRESI YOLANDA SIHOMBING 120121251420 LENITA NURSENI TRIANI LUMBAN GAOL 120121270220 LIRA AFRIANTI BR TELAUMBANUA 120121270380 LASTARIDA CHRISTANTI GLORIA MANULLANG 120121270849 SYLVA ANASTASIA SITUMORANG 120121270943 RANI YOPANI BR TARIGAN 120121271041 NITA ERNITA SIMATUPANG 120121271308 GRI SELDA CLARESTA ARITONANG 120121271512 CICI MELANI 120121290301 LASRO SAMPANG MARULITUA SIHOTANG 120121290359 GABRIELLA ANGELINA TARIGAN 120121290452 EVIYANTI LUMBAN TOBING 120121290737 MEIWIN NASTITI PUTRI 120121290962 FANI PERBINA BR SURBAKTI 120121310168 ARDENATA ARITONANG

120121310226 120121310263 120121311087 120121311308 120121330468 120121330644 120121331372 120121350625 120121350912 120121351070 120121351184 120121351331 120121370160 120121370492 120121370692 120121370719 120121370933 120121371108 120121371320 120121371480 120121390193 120121390265 120121410155 120121410412 120122010332 120122010846 120122030014 120122030031 120122030278 120122030373 120122030528 120122030593 120122030689 120122030874 120122030907 120122050433 120122050748 120122050925 120122070037 120122070149 120122070544 120122070827 120122070923 120122090184 120122090329 120122090562 120122090667 120122110041 120122110063 120122110148 120122110263 120122110990 120122130292 120122130577 120122130592 120122130905 120122130912 120122150258 120122150310 120122150774 120122150910 120122170034 120122170323 120122170566 120122170871 120122170887 120122170988 120122190526 120122190586 120122190898 120122210128 120122210246 120122210349 120122210516 120122210620 120122210684 120122210943 120122230176 120122230231 120122230503 120122230509 120122250091

PRISKA BR SIMBOLON BELLA NATALIA BR. HUTAHAEAN SECILIA WINI PUTRI AYU EVA RIA BR GINTING TAMARA DWI ABNITA BR DAMANIK EIRANIA BR SEMBIRING EMIA SENI BINA BR GINTING SUSI APRILIA SIANTURI BINTANG ROMI SILABAN SALMON SITINJAK FADLI AZWANI PEBRINA ENJEL SITOHANG PUTRI ANGELIKA BR. NABABAN KRISTINA MONALISA MICHAEL FELIX HUTABARAT ARIF RAHMAN GINTING DELFI ANGGRIANA BR GINTING GIVSON PURBA TAMBAK IMRAN HIDAYAT SIRAIT ELIN NATALIA L TOBING IKA NADYA NAINGGOLAN FADILLAH HALIM JULIO RIVALDO SEMBIRING GRECIA PRATIWI SARAGIH ANDIKA FIRMAN SALOMO HUTAGALUNG ALVI VALAH SIREGAR SITI KHAERINDRA SALFARANA INDAH STEFANY TAMBUNAN NAZURAH FAHRANI AGNES M SIJABAT JULYANA PURBA BETRIK DEBORA FIERA SIHOMBING FRIGUS VERYTA S PATRICIA GLORIA BR SIAHAAN MIRANTI AYUNDARI RAFLES VERDINAN HUTAGALUNG KHAIRUL ADRIAN MARIA ELISABET SINAGA LYLY ALINTA PAULINA SEMBIRING ANITA RISDAYATI HUTASOIT SRI PUTRI PAJARIAH HILDA AMALIA SAFRIZAL VERONICHA APRIANA SITORUS AFRAH MAULIDA LUBIS MECHELLE ANGELA SARAGI ATSNAINI ZAHRO NAINGGOLAN MEGA RIZKYA SAFRIKA HANDAYANI RANI CHYNTIA HASIBUAN GEBBY GRATIA INFUSA LIMBONG AGNES R.K. SILALAHI HOTMA PARULIAN MUNTHE HOTNIDA DNATALIA ARITONANG TANTRI DEVI FAJARIATI FRANS WENDY NAINGGOLAN STEVEN GILBERT LEONARDO SORMIN SALY LAMDEARNY SINABARIBA KENNY KHAIRANDI RISFA RAHMA HARAHAP TAHNIA GISELA RODAME LUBIS THESSALONICA CRISTY LOLO KHOLIZA BANUREA LANDONG IGNATIUS SIMANIHURUK CERIA GLORINTA BR SEMBIRING BATARA LEANDRO MARPAUNG BERTHA MARLINI SARAGIH EUNIKE PAKPAHAN FADIL ARDANA PUTRAA EBEN NEZER SINURAT SARINTA ARUAN GRACE EUNIKE BR SIAHAAN PUTRI HANDAYANY PURBA HANNA RIANI SIHITE ARDI PATCHOULI MANURUNG DEANG SRI MUSTIKA SILALAHI DALMA RONES SINAGA KOLOSSE PURBA JOSUA ERSON RITONGA NOVIETA PUTRI PURBA BERNICE NATHANIA TELAUMBANUA RANI HANDAYANI SIHOMBING HENNY GLORIA DATUBARA

120122250125 120122250436 120122250837 120122250881 120131070403 120131210215 120133070055 120133430217 120133490137 120151270459 120151350489 120323050653

AZZAHRA FEBINDAYANTI RIKHA INDAYANI MATANARI JELITA RIAMASARI BR. PAKPAHAN FAJAR MAULANA NASUTION JERIKO LUMBAN BATU DWI PATRICIA PUTRI MAHARDIKA CYONITA EVI DEBORA YOHANA AGESTY GINTING YATI ERIKA SAFITRI PEBRIYANTI NAPITU INDRIYANI SITORUS

PENDIDIKAN BIOLOGI 120121011227 SYAHANA SABILA FAJRIAH BINTANG 120121030369 CHRISTIN HUTAHAEAN 120121031171 VANY TALENTA GIRSANG 120121031330 AMANDA BELLA JUNNIAR 120121050386 YUANNISA THAHARANI 120121050506 MELZA RIZQAN YUSHFI 120121050513 VIONA HASIAN NAIBAHO 120121050865 ROHANIAH SIHALOHO 120121070163 NADYA FEBRI JUNIARTA SIMANJUNTAK 120121070555 MUTIARA ARDIA PRAMESTI 120121070572 KEVIN TENGTENG TARIGAN 120121070976 ADE SUSENO SIHOTANG 120121071065 ANCE MERIANA TAMBA 120121071203 RONA RIAHNI SINAGA 120121110104 ROSELINDA SITOMPUL 120121110238 AZURA NUR YENDA 120121110738 PUTRI WAHYUNI AMANDA BR D. MUNTHE 120121111562 EVA OKTAVIANA BANGUN 120121130050 MONICA SEPTIANI BR MANGUNSONG 120121130621 EZZY ZEFANYA Y.M SIBARANI 120121131494 ROSALINDA NABABAN 120121150296 DEBORA CHARNIA ALFA BR GINTING 120121150519 AMALIA PUTRI 120121150715 ELISABETH ANGGELIKA NAHAMPUN 120121170874 AULIA ENDANG RAHMAWATI 120121190759 JESSIKA MARIA SIMANJUNTAK 120121191633 MONICA JUNITA PANGARIBUAN 120121230927 INA MARISA SITEPU 120121231000 FITRI IRAWATI 120121231599 ASNAWI SARAGIH 120121270229 JOSUA CHRISTIANOS SIMAMORA 120121270837 AINA ANNURRADI 120121290077 INDAH IDEA SRI MADANI PANE 120121291164 DEBORA EFERBINA VALENTIN 120121291326 FORENITA TOGATOROP 120121310238 SYAHDIRA AKMARIZA 120121311491 DEFI WINANDA SANJAYA 120121330143 NELLA CHAROLIN SINAGA 120121331414 FITRI AYU SARA PANGGABEAN 120121350688 DEWI ASDINI 120121370180 SOFFI AGRESTIN MUTIARA SITORUS 120121371646 TETRIS NATALIA BANJARNAHOR 120121410128 NIEN CHAIRUNNISA SURBAKTI 120121410376 GABRIEL NATALI SIHOMBING 120121410409 RINA CRISTANTY 120121410736 TALIA SILVIA NAINGGOLAN 120121410797 CHRISYUSTINA TIURMAIDA SIHOMBING 120121430916 SAPTARI GRACE SIALLAGAN 120121450038 ANANDA O. S. SINAMBELA 120122010282 RYANDI IHSAN 120122010334 ASSYIFATUN NAZIFAH LUBIS 120122030303 FADILAH ISMAIL 120122030428 TRINOVA PUTRI RAMADHANI 120122030920 AISYAH ANGGRAINI 120122050334 AMANDA SAVIRA 120122050720 LAMTIUR R.E. TOGATOROP 120122070312 RUTH DAMAIYANTI SARI SIAGIAN 120122070559 KESY MAI ICA BR SINUHAJI 120122110447 INDAH AULIA RAMADHANTI 120122110606 YASSARA RIZKY PUTRI DIANTY 120122130004 IRANANI SIPANGKAR 120122150394 VEBRINA FLORA BATU BARA 120122150951 MUHADHIRA UTAMI 120122151036 IQBAL MUSTAFA 120122170059 MAYLANI PASUGITA SINAGA 120122170316 BAGAS SAMRI HIDAYATULLAH 120122170375 DELIMA IRMA RENTIANNA PAKPAHAN 120122170509 NATASYA AMELIA

120122171035 120122190945 120122210312 120122210577 120122210693 120122230309 120122230322 120122230513 120122230579 120122230758 120122231018 120122250127 120122250758 120131010276 120131070203 120131290176 120131310681 120133410172 120133450152 120133630172 120341111594 120353170020

LILIAN NUR MASDALENI NASUTION KUBUN GINTA GINTING HANA MARIA BR SITORUS NADYA SRI NANDA JENNIFER OLIVIA ANNISA PUTRI LILIS SAFITRI INDAH PURNAMA SARI DALIMUNTHE PELITA LUMBAN GAOL RENTI EVA PURBA MHD.AJWADI AQWA ALICA SYAHRIANI DINDA AULIA ELSARIYA BR GINTING DIAH VITA FERDY KUSUMA TRISNAWATY MERIAHNA BR LINGGA PUTRI ANDINI PARHUSIP JUWITA PARDEDE CHARMENITA PRETTY LUMBAN TUNGKUP GRACE DEWI AUCI SILALAHI ERIKA TAMPUBOLON YULLY CHRISTY W. GINTING

PENDIDIKAN FISIKA 120121030966 LAILA TULISNA TULUNG 120121030984 LUSIANA SIHOMBING 120121031111 NOEL SITUMEANG 120121031274 BILDDEN LINGGA 120121051142 MUHAMMAD TABRIZT 120121070080 CHAIRIN GHILLANDA 120121070608 PUTRI ANDRIANI M.F. SIREGAR 120121091209 SISKA YULIANTI BR MANURUNG 120121130159 ENINA ENINTA BR SINUHAJI 120121130203 JESICHA CHRISTIN SAMOSIR 120121130860 SARROLI MANURUNG 120121130921 LEONARDO SIHALOHO 120121150455 SAMPANG ROTUA SIMANULLANG 120121150852 HARTATI KARTIKA BR SIHOTANG 120121151372 YOHANA JUNIKA BR NAINGGOLAN 120121151412 ANGREINI CAHYA PUTRI 120121170142 NOVA ANGELIKA BR BARUS 120121170283 NOVITA RAHMADANI 120121171585 REALYTA B.U. SIRAIT 120121171695 GRACE MURNI EXAUDINI HUTAURUK 120121190409 INDAH SEPTIANINGSIH 120121190846 CINDY YOLANDA PANJAITAN 120121191039 ANGELINE AULIA MANALU 120121210451 PUTRI APRILLIA 120121230063 MIRA AMELIA 120121230596 TARA AMALYA 120121230696 ROMASNA MANULLANG 120121230994 NAZMA YANTI HUTAGALUNG 120121231585 MARNI ANGGI BR SIGALINGGING 120121250362 EZRA ELISABET LINGGA 120121251596 LENTIANA SIANTURI 120121270014 MARCELINO ADETIAN SIAGIAN 120121270394 NABILA RAMADHANI 120121270924 UDUR SIREGAR 120121271080 SRI ULINA BR SEMBIRING 120121271084 JUNIANTI NABABAN 120121271618 NIKO SAPUTRA GINTING 120121271729 PUTRA PRANATA SITUMORANG 120121290061 STEFANI SITUMORANG 120121290070 SRI CAHAYANI 120121290423 TRI AYUNI TYAS NINGSIH 120121290652 FRANKLIN YOSUA BURJU 120121290811 NAZLA LAILA RAMADHANI 120121291365 VALENTINA AGUSTUS BR. SIMBOLON 120121310084 RAHMADANI PURBA 120121310892 RIRIN FADILAH 120121311262 MONIKA LAURA SIHOMBING 120121311396 LILIS SURYANI WARUWU 120121350459 CHRISMAS A. SIMANJUNTAK 120121350727 YOHANA SIRAIT 120121351286 RODEARNA SIREGAR 120121370120 KRISTINA TRIANI MANDALAHI 120121370316 RAHMAT HIDAYAT 120121371188 ALFITHO ANANDA 120121371323 LHUTFIYAH SYAHFITRI 120121390067 SIMSON SABAR APRIANDI SITORUS 120121390968 SALSABILA AFANI 120121410395 CINDY FAZIRAH

120121410460 120121410735 120122010166 120122010234 120122010798 120122030106 120122030415 120122030485 120122030615 120122030720 120122030770 120122050472 120122050569 120122050860 120122070666 120122070772 120122070852 120122090005 120122090127 120122090258 120122090292 120122090740 120122110513 120122130166 120122130249 120122130439 120122130813 120122130918 120122150244 120122150489 120122150788 120122170412 120122170444 120122190157 120122190189 120122210154 120122210596 120122210777 120122210963 120122211045 120122230013 120122230062 120122230275 120122230320 120122230582 120122230885 120122230911 120122250246 120122250416 120122250576 120122270341 120131010397 120171370340

BERLIANA ARTAMORA MARBUN ASPHI YUSRA PUTRI ARDHANTY SELLY NOVIANTY PUTRI HAWILA DEBORA SIMANGUNSONG LILISMAH HUTAPEA MARISSA SIRAIT IMELDA CECILIA SITANGGANG WANDA SUSANNA TAMPUBOLON GABRIELLA FLORENSIA SIMAMORA PUTRI SURYA NINGSIH SALONIKA SARUMAHA THERESIA NATALIA SARI MHD. KHAIRI DAHLAN BATUBARA TRI ANGGRAINI NASRANI AGNESIA ASLIDIA SIJABAT ROSYIDAH SHAFWAN AYISAH ALVRIDA HUTASOIT NATASYA AUDINA SURYA AZI RIFANDHA DESI SAFITRI BEATRIX SAMOSIR ASMELIA ZAFITRI M. IQBAL AZIZUL HAKIM SIREGAR PASMAYANA SINAGA ELFRIDA TURNIP LESTINA M. LUMBAN TOBING YULIA SOTERIA SIMATUPANG FRISKA HARIYANI JENNI J. SITUMORANG RIRIN ANGGRAINI IRENE JURIANTIKA BR SILALAHI THREE MAN SAING AMELIA LUBIS AUREL CITRA INSANI BR NAIBAHO AJENG KARUNIA UTAMI LIDYA UCI A. NABABANN SITI MAY SARAH FANNY GRACETAULI TAMPUBOLON JESSIKA TANIA BUTAR-BUTAR TRI HANDAYANI ESTER SARI ANISA BR SIHOMBING AYU THERESIA SIMANJUNTAK AJI IBNU KHAIR SRI ARIFA RINI NURPADILLA NUR SAIMAH LUBIS FACHRIZA AL-NAZHAR HASIBUAN DEDE ANTONIUS PERMANA SINAGA FADLI ARDIANSYAH RITONGA FADHILLA ANANDA ERDINA SARI SINAGA MUTIA FADILLAH

PENDIDIKAN KIMIA 120114250087 AULIA RAHMAH 120121010259 SAHRUL RAMADHAN 120121010715 KHAIRUL RIZALDI 120121011669 MARSELLA TERENZI TARIGAN 120121031436 DEBI M N TELAUMBANUA 120121050096 LAMTIUR PARONAULI SILABAN 120121051167 AGNES FLORIDA PATRICIA SARAGIH 120121051325 CLARISA YESILIA BR. SIMANJUNTAK 120121051492 EVELYN MINE ANGELINA BR BARUS 120121090126 ARFITO NUGROHO 120121090235 ADELIA NAIBAHO 120121090461 RHEINA BERNADETH SIALLAGAN 120121091365 RAUDATUL HASANAH SIREGAR 120121091406 RACHEL INDRIANI NAINGGOLAN 120121130333 EMIA AGISKA BR GINTING 120121130377 ERIANTI SIMBOLON 120121131174 NUR AINI BATUBARA 120121131531 SELVIA ROSA MANURUNG 120121150490 IKHSAN FAJRI ANDA NASUTION 120121150618 SARAH RISBORU ARTAULY SITINJAK 120121150838 EVRILIN PARDEDE 120121151199 DEVRINAWATI BR BANGUN 120121151328 PRISKILLA BR GINTING 120121151738 YISKA HAIRANI GULO 120121171162 MIRANDA A. SIHITE 120121171285 ERIKA FORTUNA S BR SEMBIRING 120121191078 TIKA HARYATI SITORUS

PENDIDIKAN TEKNIK BANGUNAN 120111050613 DHIA ULKARIMAH 120114190065 ALIF ALFANDI 120121011520 VINCENT JEREMY HUTAGALUNG 120121050613 ABRAR HADI ANGKAT 120121071220 ELZA MELANY SIMATUPANG


A6 120121090202 120121091670 120121110597 120121150415 120121170324 120121190414 120121190525 120121190682 120121230245 120121250179 120121250700 120121251283 120121251726 120121291345 120121310297 120121310371 120121310958 120121330920 120121350160 120121350205 120121350890 120121351670 120121370486 120121390403 120121410080 120122010355 120122010454 120122010926 120122030621 120122050356 120122070607 120122110196 120122130652 120122150639 120122150841 120122171007 120122190824 120122210605 120122230252 120122230548 120122230898 120122250610 120122250727 120142550718 120171130297 120731210443

RAHMA ULI SIREGAR PRAY PATRA SINAGA YEYEN NURHAYATY MANALU FARHAH KHAIRUNNISA EFHRONI PANDIANGAN EO ANDRE SINAGA AGUNG ROMUAL PURBA HAFNI APRILIA SIHITE ERICO SANJAYA SIREGAR INDAH PUTRI. N NARO MARBUN IVO BERLIAN SONIA SILITONGA MUHAMMAD FARHAN ABDILLAH DIAN FRANSIUS SIMANJUNTAK NADILA TRIA PUTRI DEPITA ROMAITO GULTOM THERESIA SILVIANA ARLINDO SIANTURI BINTANG ARTHUR YOSEPHIAN NATASYA LUMBAN GAOL FAJAR ALI HAREFA SURYADI SAHPUTRA RIVALDO SILITONGA SRI AYU RAMADHANA JELITA AGUS SINAGA TOGI CHANDRA SIHOMBING T. RAZA SYAHPUTRA ROY ROBERTO LUMBAN BATU KAYLA ALTANIA ZAHRA JOPENRI MARTUNAS SINAGA EBEN EZER PANGGABEAN BUNGA OSHA VIRANITA ADILLA YULIANANDA DEVIAN SIPAYUNG BALYA SUKMAWANGI HARAHAP YANRI LUMBANTORUAN CHRISTINA BUTAR BUTAR YEUSSY Y. SITANGGANG LABAS NABABAN SITI MAULIDINAH HARAHAP IMMANUEL PANGGABEAN SITI NURMA HASAN NIA SIREGAR ADERA LUSY TANIA WIRA CARMELITA JUANDA JOSEF HALOMOAN PARAPAT NIKO ELIEZER SEMBIRING

PENDIDIKAN TEKNIK MESIN 120121050967 ADRIAN SIMAREMARE 120121051418 MHD. FADHLAN SYAHPUTRA 120121070055 HERI KISWANTO 120121070918 NABILA SALSA BILLA 120121071616 HARY A AULIA AL-AZWARI 120121090057 DORGIS MONAL SINAGA 120121090155 THIFAAL ULAYYA 120121090449 ALDO PEBRIYAN SIMANJUTAK 120121091355 T. AUFA HIBATULLAH 120121110151 AKBAR NOVALDI 120121110841 YABEST GIFTRAIL PURBA 120121130044 PARULIAN JANVIER ANAKAMPUN 120121130976 M.FAJAR 120121131337 RIDHO RAMANSYAH 120121131461 DAVID FREDRID DRALLY NABABAN 120121150689 FAKHRUR ROZY GINTING 120121190099 MUHAMMAD IHSAN SIDDIQ 120121190326 MATEUS MARPAUNG 120121230695 KURNIAWAN SANDY MANULLANG 120121231243 SURYA BASA TUA 120121250540 DODI SEVENT SITUMORANG 120121251132 AZLHY AULIA ARDANA 120121251574 BRIAN HERNANDO GINTING 120121270629 AWI SATYA 120121310376 MARIO ZOCE MANALU 120121310856 ANDHIKA JAKA FAHRIZAL 120121330113 ABETNEGO SARAGIH 120121351169 GILBERT ABRAHAM GINTING 120121370111 AMOS BREMA SITEPU 120121390927 SYU’IRIA SANG AJI 120121410299 PILIPPI MAHENDRA SIHOMBING 120121410996 KEVIN SYAHRI RAMADHAN HARAHAP 120121430877 MARKUS YOSIA PURBA 120122030640 AKBAR ARDHATRIYA NUGRAHA HARAHAP 120122050989 REZA ANDREAS TAMBA 120122070089 MAULANA ALIF AL-HAFIZ 120122070910 YOSE FERNANDO SINAGA 120122070921 PEBRI PANGGABEAN DAMANIK 120122090748 DANIEL AGUSTYANTO 120122111036 RYZAL ERIKSON SIHOTANG 120122130014 FAJAR BAIHAQ’QI 120122150082 SUKRI ADIL PARLINDUNGAN SIREGAR 120122170108 HABIB AKBAR 120122190698 WILLY MANURUNG 120122210648 FRANSISKUS DIELMON SIHALOHO 120122230907 SUDI SATRIA SILALAHI 120122270230 MICHAEL ARISTON SIRAIT 120131070379 BAYU PRATAMA 120131290366 MIFTAH DARUL RAZAQ 120131330353 JESAYA YUSNARI SIMANJUNTAK 120151090209 ARIYANTO EZRA S 120323490564 TEGAR DWI PUTRA ARI ARMEDITA PENDIDIKAN TEKNIK ELEKTRO 120111150380 GHAITSA ZAHIRA 120111250093 INSANUL ADLI 120121031503 SHANDY JHON ERI SIMANJUNTAK 120121031732 YEMIMA FRANSISKA 120121050364 ARIA FADILAH 120121050504 AGUNG ZEPANYA BANGUN 120121090058 HEBERTA E.L GINTING 120121091234 ALDIKHA ADITYA MAULANA 120121091274 FERRY ANDI SYAHRI 120121111094 JUSTISY ADI BUDIMAN NABABAN 120121190715 ARISTA APOLUS BUKIT 120121190898 CINDI AMELIA BR UJUNG 120121210489 MHD. RENDI FRAZA PURBA 120121230131 WESLEY GIANKEKE SB 120121230360 ANANDA HUTAGAOL 120121251623 RAFIF MAHDI LUBIS 120121290090 DESMAN SYAHPUTRA GEA 120121290216 RIZKY RAHMADAN 120121291530 RIFQI SETIAWAN LUBIS 120121310032 SAMUEL PUTRA AMBARITA 120121310747 AGUSTAR PURBA 120121311644 HASUDUNGAN NAPITUPULU 120121370417 SAMUEL KRISTOFELANDO PRATAMA MUNTE 120121371578 ENJELICA SINAGA 120121371601 DANI BETRAN HUTASOIT 120121390304 BENNI ARIF PURBA 120121410506 HANSEL ELTON SIHALOHO 120122030598 REZA ARBI AZIZI LUBIS 120122030781 MARISA BENEDICTA SINAGA 120122030871 TRISNAWATI SIDABUTAR 120122030998 FRANSMAN GEA 120122050165 MIFZAL HARIRI 120122050381 PUTRI ADZANIA 120122070481 MAULANA AYUVI 120122070830 ST PANUS SURANTA TARIGAN 120122090059 RISMAULI NAPITUPULU 120122090366 IRVAN JONATAN HAREFA 120122110021 JEKKI MANULLANG 120122110032 ARLIS SITORUS 120122110895 SAMUEL FERI CARDO LUXEN PRANATA 120122130551 GOK PESTA LUMBAN GAOL 120122130823 JOSEF BINTANG SANJAYA SILITONGA 120122170670 RIZKY ABDUL GHANY 120122190186 ADONG ELDIUS RUMAHORBO 120122210636 MART REYNOL GULTOM 120122230718 RIZKA WANDA FIANA LUBIS 120122230963 ZIHAN SYABILA 120122250409 MORGAN TURNIP 120122250470 MARTIN GANDA PUTRA MANIK 120122250767 AHMAD AFFANDI 120142390400 INDAH KURNIA 120142410132 HASANUDDIN. S 120323470090 REBECCA LYANA ELISABETH KIMIA 120121011642 120121071605 120121111039 120121150096 120121171651 120121191528 120121210154 120121210334 120121230023 120121230171 120121251393 120121271696 120121291214 120121291601 120121311537 120121370889 120121371203 120121371292 120121371515 120121390237 120121430191 120121430894 120122070467 120122090500 120122090684 120122110799 120122150545 120122170453 120122170553 120122210241 120122210803 120122210860 120122230523 120122230547 120122230660 120122230720 120122230768 120122250312 120143170049 120321250206 120324650040

NIKE CRISTINA SILALAHI CAHYA CHOSYA KHAIRATUN ANNISA MARIA APRINA SURBAKTI MARIA YOSEPHIN SIAGIAN MEISYA AMALIA ADINDA CITRA FORTUNA SIMANGUNSONG DYVO PRAYOGA NIRWANA NAZIRA ESRA ARUAN TANIA EVELYN ANWAR FERLIS PINEM YENI ROSSITO HUTASUHUT PUTRI REBECCA SIDABUTAR MUTIARA SIRINGO-RINGO MUHAMMAD YUDA PUTRA EZRA FEBRI ARIANI ARINDA BUDIARTI LUBIS WIDYA RAIHAN KUMARA MUHAMMAD BAGHERY RAFSANZANI YANDI DARMA HARITA MUHAMMAD HADI CINDY FEBRIANI DEVA PERMANA EVI ROMARITO PANDIANGAN MESI AYU ANDIRA MHD RAFISYAH HARSONO MUHAMMAD AKBAR NUGRAHA PUTRI OCTAVIANI MAYGITA WERYNINDA PANJAITAN SEDIANTA GIRSANG SARAH UMAIROH QISTHINA FILDZAH CHARYUNITA Y SIMANJUNTAK VIVI SEMARI MALAU LULU ARIKA REKA NADIA AGUSTIN ADELBERT LANA SIMANGUNSONG JORDY EPRILIANO HIDAYAT NANDA SIFA FAUZIAH ZHAFIRA DWIKA ANANDA

BIOLOGI 120121010928 120121030201 120121030264 120121030759 120121050108 120121050346 120121051515 120121070710 120121090776 120121090858 120121091358 120121091442 120121091685 120121111235 120121111305 120121130300 120121131670 120121151564 120121170614 120121171286 120121191639 120121210259 120121210747 120121230957 120121231293 120121251618 120121290861 120121290925 120121291112 120121311269 120121331102 120121350289 120121351257 120121430166 120121430187 120121450147 120122010556 120122030610 120122050120 120122050497 120122050548 120122070407 120122070495 120122071022 120122110400 120122130469 120122150614 120122150961 120122151028 120122170318 120122170562 120122190845 120122191012 120122210169 120122210389 120122210444 120122210639 120122210653 120122210663

ANINDYA AULIA PUTRI ELISABETH CAHYASA GINA GINTING WIDYA KIRANTIA DERA YUSTIKA ANGGI RAMA RANI JUWANDA PRANATA SARAGIH REGIKA GIORETTY.G.S HEGERT NOVITA SARI SITUMORANG DEA AYU PUTRI SARINA SITANGGANG SHALLA BIL ISMI MASNA ARNIA DEJAYANTI NABABAN NISRINA AFIQAH RAHMI NOVITA MARLINA WATI HUTAGALUNG ABIGAEL ANGELINA MANURUNG JOSHUA LEONARD DAMANIK NOPENTINA NADEAK OLYFIAH FINANTA ROSMIDA VALENTINA SIMANULLANG ZUHAIRAH ATIKA YUNISA KARUNIA LIDIA SINAGA TIMOTHY SAMUEL CHRISTIAN PARAPAT LIZA SAPUTRI SANTA GRACIA SIREGAR IRGI FRISKILA ADE PASARIBU JAN RONALDO DUARTA DAMANIK MELANI OKTRINIDYA TAMBUNAN DAIYUN INDIRA TOGI BOFI SUNU PURNOMO NENSI GRAFIKA BR SINURAYA FREENTIKA AGNESIA BANJAR NAHOR SYHARLA FINANDA RUMIRIS FANESSA SITORUS ANDRE JONATHAN TAMPUBOLON LICIA LAROSA SIMBOLON RISSA MARIANA HUTAPEA MUHAMMAD FARHAN PULUNGAN ANGELICA FEBRIYANTI NABILA THAFRIZA RIZANTI AULAN WAZUHRATUN LUBIS RAHUL SANGGAM RONITUA SIHITE TANIA GABBERIELLA DEWI FANNI FATRICIA SIHOMBING AHMAD QADRI NUR AYU RIZKI LESTARI ANASTASYA SORTA PANGGABEAN MARTHA GRASELLA SIHOTANG VERONICA DERTI BR. HUTAGALUNG ANNAJMI TAJRIANI RENITA HABEAHAN WAN NABILA SATIVA HERIYAN PUTRI INDAH PERMATA SARI TRYANI VENESIA OKTAVIA NADEAK TIARA RIZKA FEBRIZA FRANS JAYA HUTASOIT ANNASTHYA PUTRI SIREGAR ZUHRATUL HUSNA TYA CHINTIA GUSLI KRISDAYANTI GULTOM

PENGUMUMAN SBMPTN 2020 120122230007 120122230134 120122230750 120122250233 120122270059 120131150223 120131150756 120141150226 120151090028 120312150108 120341131740

CARMENITA ALIFKA AFIFAH WASALNA FARIKA NASUTION ALFA SAHAYA FARHAN NUGRAHARDI CINCIN REHGINA APRIL NAINGGOLAN AKBAR FADHLURRAHMAN SUFI NURKOMARIAH NESSYA SIAGIAN CINDY PITALOKA RIFKY SITUMORANG

ILMU KEOLAHRAGAAN 120114150023 MONDA ARMAS 120121030073 ALFIAN DWI FANDY TELAUMBANUA 120121050792 FADILA ANJANI 120121110365 RIZKI ANANDA UTAMA 120121151210 JOSHUA JEKSON VERY ALAMSYAH SITORUS 120121170926 ALEX VOLINTINO HUTAGAOL 120121191134 KEVIN HOT SITEPU 120121210719 RANI OKTAVIA BR SURBAKTI 120121210773 M. RIFQI FAHEL LUBIS 120121230081 CRISTO GINTING 120121250647 MUHAMAD ALHAPIT 120121270114 ADITYA FATURACHMAN NASUTION 120121270206 AURELYA RANTI 120121271360 ARIANY EMA DILA BARUS 120121290240 JOHANNES MUAL REZEKI 120121290845 STEPANUS GINTING 120121291053 JOSUA SURBAKTI 120121291608 MHD. ALWI NASUTION 120121310128 JAMES SAPPE NAINGGOLAN 120121310321 GHEBYOLA WINFRYSA TONDANG 120121311149 AHMAD QUSYAIRI SIREGAR 120121350402 ANDRE WIJAYA 120121370845 JOSUA ARIF NABABAN 120121371224 JOAN PHEBE SIDAURUK 120121390294 SHIMON PERES SILALAHI 120121390344 BAGUS WAHYUDIN SIHOMBING 120121390752 WINNER GLORIANDO TONDANG 120121450284 PUTRA CANDRA TAMBUNAN 120122011040 UMMU SALAMAH RAMBE 120122030676 BEN HINON AMONAI SINAGA 120122030868 MUHAMMAD ISLAMI 120122030916 KRISJON KARLOS PARULIAN SIMAMORA 120122030967 SITI NURHALIZA SIREGAR 120122070661 ARIS M. P. LUBIS 120122090537 BAHAUDDIN SYAHPUTRA HASIBUAN 120122090599 IZZA J.L. TONDANG 120122090906 WIDYA KESUMA PUTRI 120122110043 RAJU WARDANI RITONGA 120122110160 DIMAS SILVERIUS SILALAHI 120122110161 ARNOLD LEONARDO TAMBUNAN 120122110534 BIMA JOHANES SILALAHI 120122110999 LISTER ANTA MARIA SITORUS 120122130002 LUCYANA SEPTIANTY M. HUTAJULU 120122130644 ANDREAS RIONARDO NAPITUPULU 120122130699 MUHAMMAD SYAHPUTRA 120122130770 RILA NATASYA DELY 120122130780 SUGESTI TRISNA WARDAYA 120122150362 ANJU CRISTOVEL SINAGA 120122150386 FEBRIAN NOEL BATISTUTA SIMANJUNTAK 120122150554 DZAKIAN FIKRI 120122170093 ALWI HAMONANGAN NASUTION 120122170649 ADE PRISKA APULINA BR BANGUN 120122170948 ERIKA SUSANTI 120122190972 BAITS MAESTRO ABDILLAH MANIK 120122210311 DERMAWAN AZIZ SYAHPUTRA 120122210331 MUHAMMAD BINTANG 120122210487 RIDWAN SYAH PUTRA 120122210548 RAPAEL SITANGGANG 120122210550 NATALIA NATASHA 120122210858 THANIA EVALINA TAMBA 120122210955 ANUGRAH ILHAM 120122230423 JOHAN CRISTIAN SIDABUTAR 120122230717 MIFTAH ARIEF SIREGAR 120122230765 ROBBY PANGESTU 120122230932 DAMSON SUPRAPTO PASARIBU 120122250745 ARGA YOSAFAT B. SIGALINGGING 120122270334 JOGI DANIEL SITOPU 120131330777 GALIH DWI YUDISTIRA 120151370048 AULLYA LUTHFI 120192030143 PASKALIS KRISTIANUS LUMBAN GAOL 120311410216 RAMA PRAMUJI MATEMATIKA 120121031423 120121050988 120121051242 120121051292 120121051420 120121091139 120121091625 120121170631 120121171656 120121190089 120121190299 120121190776 120121191590 120121251171 120121251700 120121290491 120121291625 120121310068 120121311176 120121330835 120121350057 120121370061 120121371637 120121371649 120121410953 120121430015 120121430085 120121430961 120122030333 120122030853 120122050828 120122050913 120122070098 120122070709 120122070943 120122090430 120122110713 120122110779 120122130070 120122150780 120122170395 120122190111 120122191000 120122210372 120122250334 120122250624 120131010765 120131310750 120133550176 120141050171 120323290520 120323671370

SITI AISYAH THERESIA SITANGGANG REZA MUHTADIN UNEDO IMMANUEL PANJAITAN CINDY WANA WULAN NAOMI RISTI BR PARDEDE INDAH DWI SYAFITRI IZMI UKHTI YOHANA ENJELIKA SILALAHI ANNISA NURUL SAPUTRI LARISA SRI WAHYUNI SITORUS WIDYA AFRIANI RODELTA NABABAN KLARA MIRANDA SITUNGKIR SATRIA JUAN CARLI SIAHAAN HANASTASYA MARGARETH NAIBAHO ICHSAN ZEIN DALIMUNTHE JULIANA TAMPUBOLON JERRY MISAEL SIMAMORA KATHRIN NISSIPUTRI LASE EFAN ANDRIANSYAH DASOPANG MAYA SARI HASANUS SYARIF NASUTION CEMPAKA BERLIANTA GINTING AZI YUSTRIAWAN SALOMO BANJARNAHOR RIEN ABRIAN PASARIBU LUSI AFRIANA MALAU ALDEANDRO ROGAN MARPAUNG ALPONSIUS SINURAT GORGA HABIL ABIB MUHAMMAD ASRO YUSRO LAILA ALAWIAH PULUNGAN DESI PRIYANTI SITUMORANG MUHAMMAD ARIF NAUFAL RIKARDO SAHALA RODOTUA SITORUS ELLA WINANDA MARIA CYNTIA SIMBOLON FERONIKA PASKA PURBA RAHMAN HAKIM ANUGRAH HARAHAP AJI WIBOWO AMBANG ISMAIL RAHMAT SYAHRONI NATANAEL PANGGABEAN JULIUS MANURUNG DANIEL ARDA HAMONANGAN SIANTURI HORAS TUA NOPRIADI TAMPUBOLON YOSI AGUSTINA RITONGA DANDI RIFA’I TARIGAN MELISSA GIRLBERT SIMANJUNTAK FAUZA NADYA IRA OCTAVIA LUMBANRAJA SUCI HARTATI

FISIKA 120112090208 120121010943 120121050482 120121090911 120121110396 120121170449 120121190956 120121191304 120121210995 120121230096 120121230642 120121231601 120121250219 120121250575 120121251671 120121290681 120121330625 120121410261 120121410417 120122010539 120122010662 120122030256 120122030491 120122030753 120122050153 120122070612 120122070878 120122090081 120122110996 120122130133 120122130243 120122190641 120122190658 120122190709 120122210863 120122230479 120122250662 120151330390 120333350517 120341530428

MUAMMAR KHANAFI SRI DHEMETRIS FAULINA SARAGIH THRESHA SEPRIANY NAINGGOLAN HELMI SUSANTI SURYA KURNIAWAN HUTABARAT EMIA PRIDOLINTA SURBAKTI FEBRONIA EMILIANI ANA PAULINA HUTAPEA HENNI SULASTRI BR SINAGA PUTRI ANGGRAINI RANI AGUSTIN SITORUS VIVINELLA Y. SITOHANG FAHIRA HALIMAH TUSYADIAH AMIN JAYA PARULIAN SARAGIH RAMA YANA PURBA DEBY ACNES SILITONGA HISAR MARPAUNG JULIO HAPOSAN SINAMBELA NOVA SYAHFITRI SIREGAR WINDI SYAFITRI FOUR ERISKA FRIANI TAMBUNAN RIZKY ANANDA PUTRI NURUL FADHILAH ANDREAS SIDABUTAR AMELIA HAFIFAH PUTRI NANTA SARI MARBUN ESTHER PERMATA BR SIPAYUNG LIDIA MARLIANA NASUTION KHOIRUNNISA FELIKS P. LUMBANTORUAN NADILLA PUTRI ALZUMI DINI RAMADANI OLIHTA KUDADIRI NURHALIZA HUSNA KANAYA SYAFIRA LUBIS DINA OKTAVIANA SILABAN RUBEN CORNELIUS SIAGIAN RANGGA PRASETYO DARMAWAN MUHAMMAD UKASAH ROZAQIYAH

PENDIDIKAN TEKNIK OTOMOTIF 120111130367 YOPAMINARDO PANDIANGAN 120121030213 SAMUEL RICARDO LUMBANGAOL 120121070119 RONALDO PRATAMA SIJABAT 120121091196 ARIANSAH HIDAYAT 120121091248 M. ICHSAN PUTRA SAMY 120121091574 DAVID LAWRENCE SITORUS 120121131143 TUAH NANDA BREMANDO GIRSANG 120121131662 YOEL ALEXANDER PANE 120121150102 DEDI GUNANTA BARUS 120121170307 JUAN FRANATA SIMBOLON 120121170852 RIFQI MUHAMMAD GEMILANG 120121171145 MUHAMMAD AZMI HASYIM 120121190449 INDRA WOLKER PAKPAHAN 120121191170 BILL CLINTON DABUKKE 120121191591 PITER JONES NAINGGOLAN 120121191745 REZA ARRAHMAN 120121210035 EDO SANGAP SITEPU 120121210684 ASYER SIMANJUNTAK 120121210910 MHD. ANGGA ADITHIYA 120121211016 MICAEL LEONARDO RAYMOND VANNES PURBA 120121230415 SAMUEL ALBERTO P. SIMATUPANG 120121231491 HERBIN PUBLIUS 120121231536 BRYAN SAIN PARDOMUAN SIAHAAN 120121250581 ADRYAN MEYONESON SARAGIH 120121250927 ACHMAD EGYANDA SITEPU 120121271452 BENGET SIAHAAN 120121290543 IVAN ENOS RIGUALDI SINAGA 120121291428 MUHAMMAD RIZKI 120121310450 JEREMIA TARIGAN 120121410766 SARTIKA YULIANTI PAKPAHAN 120122030472 ALDY REJEKI PANE 120122050321 LAURA F.T. SIAHAAN 120122090021 CHEVIN SITANGGANG 120122090605 MUHAMMAD CHOIRI AFANDI NASUTION 120122150282 NURWAHABI SYAHPUTRA 120122190424 EPANDER PURBA 120122191014 M. ALDI SYAHRAFLI SIMANGUNSONG 120122210023 MANGAPUL ROHANA SIMAMORA 120122210364 AHMAD LUTHFI 120122230355 PETER NAIBAHO 120122230594 RALDO GREGORIUS SINIBULAN 120131130664 ERWIN SHOLEHAN OKTAFERIANDA 120131170268 JUARA RAJA RENALDO 120133550304 JUNI FERY RONALDO 120133630194 ALBERT BAHARI SIMBOLON 120142010285 JAMIL PULUNGAN 120142370007 JUANDA PRATAMA 120151090105 ALEX EMANUEL RUMAHORBO 120323050065 DANIS SHAFWAN SALFRIAN 120373130718 BAGUS AJI PRATAMA GIZI 120112070014 120121030512 120121050224 120121051443 120121090483 120121091705 120121110018 120121110033 120121110171 120121150577 120121190818 120121191198 120121230323 120121230387 120121230831 120121231314 120121231399 120121250732 120121251399 120121271473 120121271636 120121310515 120121310771 120121311195 120121330346

CUT ZAHRINA GRACEBALLENCYAMARGARETHAMATANARI ELISABETH HASNA YANTI DAELI MULAINI HUTAJULU CHRISTIN BETA MARIA SIBURIAN DHANTY MUTHIA RAHMAN DESSY SUCI MELANI YUSMIARNI BR.SIMORANGKIR ELMIRA AMANDA TANJUNG HENIZA PUTRI APRILIA NADIA PUTRI AMRI RUTH ROSANYA SIRAIT EKA ANANTA BR TARIGAN DODI APRIANTO SIRAIT NAZRINA ASKILA WIDYA ARYANTO WAN CARYSSA UMAIRA AZHAR AMELIA PUSPA TRINANDA NURHIQMAH BR SITEPU TIARA AURELIA NASTYA ADHE SIFWAH TESALONIKA SIRINGORINGO KARTIKA MUTIARA MUHAMMAD GIBRALTAR FAIS ARMANY CAHAYA BARUS

120121390909 120122030524 120122050201 120122050292 120122050603 120122050907 120122070003 120122070321 120122090321 120122090351 120122150241 120122150325 120122150378 120122150739 120122170115 120122190447 120122190771 120122210457 120122230560 120122270267 120131030736 120131050121 120131310792 120133390083 120133570172 120133610093 120151090387 120151150042 120161230370 120311270101 120542150055

ANNISA ALMUFIDA DIAN ALDYLA DICKY EFRANS SIHOMBING DITTA ALIN CAHYANI YUDIA WULANDARI SITI HAFSAH RONAULI PRETTILIA SIAHAAN RAHIMI EL YUNUSIYAH RUMIRIS SIANIPAR THERESIA FEBRIAN SINAGA MONICA SAGALA NADHIFAH AULIA GUCIE FADHILA AUDI UBAY ANGGI YOLA KETRINA SIAGIAN NUR AISYIYAH TAMBUNAN KHAIRA UMMAH HANNY YULIDA BUTARBUTAR MIKHA HELENA SIMAMORA KRISTINA NAULI SITUMORANG ANGGI WIDYA NST CIKE GRENADA SRININGSIH SIMAMORA ENDYS PERMATASARI PANJAITAN PUTRI AVRILIA RAHMAN ROSMERY NURLINA SUKMA SITIO MARTINA SIHOTANG ESTER ESTEPANYA LUMBAN GAOL FRANSISKA KRISDIANTI SIHOTANG CINDY JULIANA MAGDALENA SINAGA ELFANNY BERLYANA MANULLANG

TEKNIK ELEKTRO 120121070464 RARA SALSA BILA SIMANJUNTAK 120121090293 SINTIA NATALIA BR SINULINGGA 120121090351 JONATHAN LASE 120121091083 FERDINAND JOHANNES ROBERT SIMANJUNTAK 120121091587 FALDY DERMAWAN HASIBUAN 120121091701 IFRAH ZAHRATURRAHMI 120121150411 ALFIAN SIMATUPANG 120121170597 WINARDO SIMAMORA 120121171431 RIDHO ANGGU FRASASTI 120121190113 M. HARI MARSAL 120121191040 YUDHI DEA MADANI SIMANUNGKALIT 120121230433 MUHAMMAD NUR FADHIL 120121230787 MEIKEL EDUARDO GIRSANG 120121231191 DEVI LINAWATY GULTOM 120121231616 MUHAMMAD IKHSAN ANDRIAN 120121251135 FREDES NICHOLAS NAINGGOLAN 120121290225 PAUL BENAYA SIHOMBING 120121291552 ANGGI NICOLAS PAKPAHAN 120121330972 AGNES M.R. SITUMEANG 120121331690 ELIA HAMONANGAN DUHA 120121350701 PRYANTO ANDI SAPUTRA SIHOTANG 120121350728 HENDRA PANDE HUTAGALUNG 120121371073 DANI NOVRIAN AHMAD LBN GAOL 120121410296 FUTRI INDAH SARI 120121430401 BERYL NATHANIEL SINAGA 120122010658 PARDOMUAN HERYANTO SUKRISNO SITORUS 120122010752 ARIA K. SITANGGANG 120122030168 MUHAMMAD ANGGASYAH PUTRA MAKMUR 120122050538 ADI AGAVE SORMIN 120122070418 ANGGA MANULLANG 120122090046 SAMUEL KASIH SIMANJUNTAK 120122090588 NICO OCTONIEL MANURUNG 120122090623 RAHMADI 120122110205 FRANSISCO HASOLOAN HUTAGALUNG 120122110773 RIANNI YUNI SINAGA 120122130294 HADI MAMANA PURBA 120122150231 TAMA SENTIA HASIBUAN 120122170206 AHMAD PANDI 120122171017 M. YOANDA AIDIL 120122230196 MUHAMMAD FAHREZA HARAHAP 120122230426 NOEL PUTRA SURYA TUA SINAGA 120122270259 MANAEK FREDENIKUS NADEAK 120312250114 ARISON ARMANDO SINAGA TEKNIK SIPIL 120121030007 120121030856 120121031322 120121050101 120121050592 120121050930 120121071122 120121071567 120121071613 120121090292 120121091278 120121110784 120121111180 120121130559 120121150200 120121151405 120121151506 120121191312 120121210579 120121231207 120121250112 120121250153 120121250363 120121270108 120121270203 120121290858 120121331426 120121351023 120121370152 120121390637 120121390672 120121450115 120122030743 120122030885 120122070086 120122090386 120122090820 120122150879 120122170979 120122190294 120122190491 120122210021 120122210107 120122230124 120122230637 120122250294 120122270296 120131170275 120131230885 120142070190 120341410200

M. KAFSYATIUS AL KAHFI SITORUS JOSUA GANDA H. HALOHO SO PATER SILITONGA FARAH AULIA AGUSTINA IRFANI ELSABET ADELINA BR.NAPITUPULU ESTER NITA SIMORANGKIR LEONARDO FRANSISKUS PURBA ROULI YOSABATIN DUMOHAR HUTAPEA NERISA M SIMAMORA AXEL YUAN ANDRY SIHITE ARVIANI BR GINTING ZAKARIANCE RAYMUNDUS MALAU ANCE FUNGKI MANIK IB LORENZO SIDABUTAR TIFFANI BONIA KHOLYSAH CHRISTHOPER PANGGABEAN OLLI PARDAMEAN ZENDRATO OCTAVIANUS HUTABARAT SYARIL PUTRA TOBASA SITUMORANG PETER BILLY SIMANJUNTAK SAMUEL BREBA GINTING MUNTHE ERWIN SITANGGANG EYKELIA R.P. PELAW I GIDION SEPTIAN SOADUON PARDEDE DAVID EFRANDO HUTABARAT RIZALDI PUTRA GINTING MUHAMMAD RIFAI JHONI CHRISTIAN TELAUMBANUA CHEVAN YEHEZKIEL SINAGA CINDY ROTUA SIPAYUNG ARYA ADHITYA ALDINATA ARDO GABRIEL PURBA MEYRA QANNISA PERMANA OCTORIO SITUMEANG SHERYNA GRACE SITORUS RITA PERMATA SARI BR SEMBIRING RAYHAN RAMADAN ODELIA PININTA SINAGA RAJA AZIZ MUDA DASOPANG NUGRAHA ADI GUSTI CHRISTIAN KLOSE BAYU PANDAPOTAN SIHOMBING ROBET UCOK TAMPUBOLON MICHAEL RENDI PRADANA AHMAD DOLLY SIMAMORA BENEDICTUS SITOHANG DANIEL MARGANDA LEONARDO SIMARMATA EVY RUTH MARGARETTHA TAMBA NOPRIANTO MANURUNG TONI PRATAMA ARISDINA RIZKILA PUTRI

PENDIDIKAN TEKNOLOGI INFORMATIKA DAN KOMPUTER 120121031392 PUTRI PERMATA SARI PANGGABEAN 120121071102 WAHYU HENDRATNO 120121090982 SUPRIADI 120121110554 DITO ADITYA SEMBIRING 120121131362 DAVID GRISH SIAGIAN 120121150115 SYAKHIRA SYALSABIELLAH 120121170821 GALIH SIHAR RAKASIWI 120121171021 PAULUS STEVEN PARLINDUNGAN KRISMANTO 120121190913 GRACE N. V. SIMANUNGKALIT 120121230448 RIVALDO JUNIPER BERTUA SIMORANGKIR 120121231094 JEREMIA TIGOR PANUSUNAN SIAGIAN 120121270060 CHRISTOPHER TIMOTI TARIGAN 120121270443 PITRI BANCIN 120121271398 ALDO FRIDOLINUS FRANSISKUS SINURAT 120121290623 BILLY DEFSI ZALUKHU 120121291635 FANY MARGARETHA TAMBUNAN 120121310233 LAM CANDO SILALAHI 120121310943 AMSAL SALOMO WILLIAM SAGALA 120121351168 SONYA ELISABET LUMBAN TORUAN 120121370070 MICHAELIN VINCENT GULTOM 120121370893 FEBRYAN SATYO BUANA 120121371404 MHD. ADITYA NOUVAL 120121390442 DAMAI CHRISTINA SIHOTANG 120122010040 SETIA ANTIKA BR.GULTOM 120122010214 AGAM SAPUTRA SIMANJUNTAK 120122030387 RANGGANTA AHMAD REZEKI GINTING 120122030835 AHMAD ABDILLAH ROKAN 120122050604 AISYAH RAMADHANI TANJUNG 120122050729 NATHANIA ASYIFA 120122070370 SAROHA ROGANDA PINTUBATU 120122090665 TENGKU FARHAN FAHREZI 120122130371 MUHAMMAD KHAIRULLAH HARAHAP 120122150802 PUTRI RATIH INDAH PERTIWI BR. HUTAGALUNG 120122151024 SILVIA TRI EVIYANTI SIMAMORA 120122170065 MUHAMMAD FAKHRIZA INDRAYANTO 120122190288 DANIEL LOUIS ALFONZO NAINGGOLAN 120122190319 SHABRINA AYYUNANI HASIBUAN 120122230237 TIKA SITANGGANG 120122230910 NISA H.E. PARDOSI 120131050453 MIRANDA GULTOM 120131110914 ALDI WIBOWO 120142390575 MACHMUL PRATAMA 120151350022 THIMOTI BREMA PANDIA 120332170708 KEVIN FIRDAUS SIAHAAN 120521030269 PUTRA FADLI ASFA 120934110033 VERONICA ELISABETH SIMATUPANG ILMU KOMPUTER 120121010078 IHSAN ZULFAHMI 120121010246 VINNY RAMAYANI SARAGIH 120121050730 STIFANI NAPITU 120121090234 M. HAZMY HAYKAL 120121110331 M. TAUFIK 120121110705 ALFATTAH ATALARAIS 120121151725 IMMANUEL BATISTUTA TARIGAN 120121170911 STEVEN IMANUEL NAIBAHO 120121171036 ANDHIKA IMMANUEL MANIK 120121171492 JEREMIA JORDAN SIHOMBING 120121171583 JOSS SANDRA 120121171654 FAUZAN KURNIAWANSYAH 120121190050 TAUFIK ABDULLAH 120121190448 FAHRURAJI 120121210202 RIO GIVENT ALVONCUS SIMANJORANG 120121230581 M. ARI MAULANA 120121231113 EDWARD PERDANA SINAGA 120121231370 RINI PARAMITA PANJAITAN 120121250695 ADE SETIAWAN 120121251170 JEREMIA S.P. SIBARANI 120121270740 RINAY EKA NAINGGOLAN 120121311741 KHAIRUNISA DAMAR WULAN 120121430134 SAATIRA HILMI BATUBARA 120121430339 AFDOL FAHMUL ROZI SIREGAR 120121431054 STEFANIA SITUMORANG 120122010642 SYAHRUL FAHRI 120122030525 RIDHO ARDHANA 120122050589 RAHAYU ANDRIYANI S. 120122050639 RAJA ALAMSYAH 120122090653 BOY HENDRAWAN PURBA 120122130095 MUHAMMAD NAUFAL ATHALLAH SIRHAN 120122130897 MICLYAEL LUGE 120122150088 ADVENT ROZEKI SIBURIAN 120122170855 YOLANDA SYIFA CENDIKIA 120122190032 RAHMAN WAHABI HASIBUAN 120122210439 RIZKY GUNAWAN 120122210545 ARSANDI AULIA ZIDAN 120122210667 ADINDA WIBOWO 120122230366 DISTY ANASTASYA CARITY. S 120122230652 FACHRIZA DJUANDA 120122250102 LUQMAN ABDILLAH JUNDANA 120321330320 GABRIEL RAUL PRATAMA SILALAHI PENDIDIKAN IPA 120121031130 MARLINA PUTRI ELISABETH SINAGA 120121050402 NAYA DYTA NAFISYAH 120121050488 YULIA RAHMA 120121071662 HEPPY FRANSISKA NAINGGOLAN 120121090908 LIA AL HASANAH 120121091546 SISILIA ANABINA TARIGAN 120121110692 ZILAN SYAHIRANI 120121110728 RETNO WULANDARI 120121110818 SELVI CAHAYANI DAMANIK 120121111389 ALYIFIA YULIA MAURA PULUNGAN 120121131426 JESSICA DESTARIA BR TAMBUNAN 120121150693 TITANIA NATASYA 120121151025 NATASYA ZENDRATO 120121151408 YOLANDA AGATHA 120121151434 VANYA ULFIA PUTRI 120121170224 SANGGUL RIO BEKHAM LUMBAN GAOL 120121170808 YOGI PARTOGI SIHITE 120121171572 HASHIFAH RAHMA SIREGAR 120121190401 REZKI ZARIAH SIMATUPANG 120121210541 WILLY MALAU 120121211724 CARLINA SIMANULLANG 120121230179 ANNISA DELIA SYAHFITRI 120121231563 AZZAHRA SIREGAR 120121251163 AYU IRINKA SARI BR GINTING 120121290904 SURYA KARINANTA SEMBIRING 120121291216 ANTONIUS TEGUH MAMANA TARIGAN 120121291267 RIFKA AULYA 120121310909 NORA DAMANIK 120121311121 FELICIA R. PURBA 120121331120 JOJOR YULIMA TURNIP 120121331197 PUTRI DESIANA SIPAHUTAR 120121430953 DWI IRNITA BR GINTING 120122010605 ADE SARA SABILA NASUTION 120122030301 CHE CHE ROHANI SILABAN 120122030306 FITRIANA 120122030542 ARPIN JUSMANTO PAKPAHAN

120122031024 120122050289 120122070750 120122070795 120122090278 120122110037 120122130126 120122130210 120122150117 120122150137 120122150587 120122170539 120122170899 120122190055 120122190209 120122210187 120122210279 120122210401 120122210891 120122230473 120122230492 120122250674 120151350312 120321470426

RISKI AULIA MUHAMMAD FAHRIZAL NUR ELISA RAMBE DILLA SYAUQIYAH NURJIHAN SITI HANIFAH NASUTION RUTH MITHA BR PARDEDE CITRA LAMPITA SIANTURI MURNA SARI BR SEMBIRING SITI RAMALIYAH SIREGAR YOLANDA ALPHANA GINTING DWI YANTI CORNELIA SIPAYUNG AMALIA FAZIRA ANISAH CAHYA WARDANI RATIH PRAMUDITHA ANDREAS SIMANJUNTAK HENI NATHALI ROSA SIBARANI MHD.ALI ISMAIL SIAGIAN DAINANG SICILIA ELISABETH YESI LETARE PARDEDE DELIA RAMA FADIA SILITONGA LAILA THURSINA ZAHRA MUTHIA EMBUN KHAIRAFAH MARUAHAL NICKHOLAS PASARIBU MONICA AURELIA

PENDIDIKAN SEJARAH 120121010763 HARIYANI BR TARIGAN 120121011042 RIRIS ARNETA SIREGAR 120121011442 JUNI ELFI BR PURBA 120121030531 HAIRINA 120121031098 EZRA TAMAR KRISTALIA SIMANULLANG 120121031205 GITA FEBRINA TARIGAN 120121051208 IDA MARIA BASAMA SIDAURUK 120121051637 NURUL FADILLA 120121090357 RICARDO SIMANULLANG 120121090641 YENNI BR SEMBIRING 120121090895 CHINDY PATRESIA SIHOMBING 120121091624 JESLIN JOHANNES BAPTISTA MANALU 120121110419 RAPMAITA LAMAIDA SIMAMORA 120121110988 RIDA AMELIA 120121111042 ESRA SIMARMATA 120121111091 IBRAHIM RAUF RANGKUTI 120121130188 HERY SETYAWAN SITUKKIR 120121130535 RENI SARAPANI BR TARIGAN 120121131578 ANGGI DEVILIANA SARAGIH 120121171565 ERICH PANISSAH PASARIBU 120121190346 QEMAL EZRA FAZRIN HARAHAP 120121191665 ISNAINI ALAWIYAH 120121210711 HOTMAN LIBERTY PANGARIBUAN 120121230130 RAUL GOKMAULI A.SIMBOLON 120121230855 MHD. REZA PRATAMA 120121230931 DAVID SAPUTRA WOFFELSON SAGALA 120121231319 MUHAMMAD EL FACHRURROZI 120121250908 SITI NURHIDAYAH AL-ANSHARY 120121251027 IKA SINURAT 120121271234 RAYMOND SIMAMORA 120121290052 MUHAMMAD FAZLAN AKBAR 120121290139 DANIEL SAPUTRA SINAGA 120121290160 ADE LEORA BR TARIGAN 120121291544 YASINTA SITUMORANG 120121310400 JULIYANTI PAKPAHAN 120121311260 RAHMAT HIDAYAT SIREGAR 120121311569 QOHARUL DAIM ENDRA LESMANA 120121350265 EVI ELFRIDAYANA SIDABUTAR 120121350805 ICHA MARTA FRISKA BR GINTING 120121351182 SRI RAHAYU 120121351294 SARAH NUR FADEA 120121370027 MOHAMMAD LUKMANUL HAKIM 120121370542 REVIKASYAH AULIA AKBAR 120121370777 SUCI WHELI MELVIA 120121371161 AJENG SILVI PRIYATNA 120121371229 RISDO SAPPE TUA PURBA 120122010155 HERLINA P SIGALINGGING 120122010344 NIA ELVINA GIRSANG 120122010368 TALENTA BR TARIGAN 120122010442 USWATUN HASANAH 120122030343 FANDY OCTOVIAN 120122030432 DWITA PRATIWI 120122030534 RISKA AULIA PUTRI 120122030586 ALDI TRINATA SARAGIH 120122030713 MELIANA PANDIANGAN 120122050643 DAHLIA V. H. SIPAYUNG 120122070104 DESI APRIANI SITORUS 120122070470 NUR SYABRINA NASUTION 120122070475 DEA BERTY VIOLENCY BR GURUSINGA 120122110320 DILA JULIANA 120122110578 BEATRIX SIDABUTAR 120122110635 HAIKAL SALMAN APRIADI 120122110663 SHINDY ARDILA 120122110883 MUHAIKAL AZMI SILALAHI 120122130486 FANNY ISWANDARI 120122130649 NURUL HASANAH 120122130921 KENY RIFALDO SIHITE 120122170347 CINTA PRASASTI 120122170377 YOGI KURNIAWAN 120122170696 DIANCRISY SITUMEANG 120122170829 SILVIA NURHAYATI BR TAMPUBOLON 120122190420 ANINDA NESYA MODE 120122190576 UZIAH ANNASA’I BR MUNTHE 120122190784 WANDA FITRIA 120122210303 SANDI TRIO PAMBUDI 120122210453 DONACIA FEBRIANI SIANTURI 120122230247 DWI ADINDA 120122230347 MUHAMMAD ALI AYUBI 120122230457 RAYHAN FADLY RAHMAN HARAHAP 120122230622 ROYO HUTASOIT 120122230996 RAHMA WATI 120122250469 SAHARANI GIBRAN SIMATUPANG 120122250726 ZEINI SEALSA AFRIDA 120122250730 NUR HADIZAH SIMAMORA 120122250878 HENDRY ADITYA SIREGAR 120122270025 ILHAN RAYFATSYAH RANGKUTI 120122270044 MUHAMMAD AKBAR MUKTI 120131050857 DESINORA NATALIA HUTAURUK 120131170903 TEGUH MULYA. L.R 120133150105 ANGGRAINI SILAEN 120133530048 MARIA INNEST PEND. PANCASILA & KEWARGANEGARAAN (PPKN) 120121011643 ALFARIZ BAYHAQI SITORUS 120121030909 ALTI LAKSANA SIMAREMARE 120121050120 CICI STEVANI SIAHAAN 120121051334 MARIA ASTUTI SIMBOLON 120121090095 GERRY FRIZI JONATAN MALAU 120121090788 CHRISTINE JULIANA 120121091275 RONALDO SUPRATMAN SILABAN 120121111451 DANDY GEOFANI.S 120121131692 PRITA VINDA FADILLA 120121150454 RONA RINDAMELANI HUTASOIT 120121150602 RAY DINHO SIMATUPANG 120121170321 WIWIK ESTERIPA BR GINTING 120121171290 FEBY OKTAVIA BR TARIGAN 120121171493 KHATHERINE SESILIA MANIK 120121171643 DHIVA DALNA YUZAR 120121190390 NOVITA SARI SIHOMBING 120121190571 AMANDA RINIANTY OKTAVIA RITONGA 120121190902 WAN ANNISA ZUL HUSNA 120121191233 HISSAH KRISTINA MARBUN 120121191344 RENI BERLIAN SILALAHI 120121210614 MUHAMMAD CHAIDIR 120121230587 DONI JOREMENDA 120121230653 RIZKIKA KARTADINATA 120121230817 CITRA SITUMORANG 120121251337 SELLA ARISKA 120121251705 SHELLYA EKA PUTRI 120121290750 SUCI IZDIHAR HULWA 120121311509 LALA ANGGINA SALSABILA 120121311730 VERONIKA BR PINEM 120121330108 CINDY GRECYA MARPAUNG 120121330333 KHARISMA PUTRI DANA G 120121330478 TEGAR ALIF HAYKAL PARAPAT 120121351224 FAHREZA RIZKI TABRANI 120121390477 RICHIE NICODEMUS MUNTHE 120121410020 EGRIN MANURUNG 120121430006 EMIA PEPAYOCA LIMBENG 120121430064 SARAH AFIFA RITONGA 120122010327 RICHARD SMART LUBIS 120122010569 DIMAS SAHPUTRA 120122030045 ZAHRA SARI HARAHAP 120122030144 DELLA PUSPITA 120122030173 RIZKY KHAIRANI BR GINTING 120122030213 RIFKI ADITYA 120122030326 IRA YENITA MALAU 120122030341 HERTI NOITA SIMBOLON 120122030523 PUTRI APRIANI HARAHAP 120122030944 TANIA LARASITTA SITUMEANG 120122050249 ARINDA RISNA CHERYLIA SIREGAR 120122050421 MAIDA PUSPA RISTIKA AMBARITA 120122050459 ADELINE PASTIKA MUHAM 120122050489 JASMINE JAMILAH 120122050905 SYARIFA AINI 120122050980 SYIFA LAILIA 120122070130 SARAH SABINA 120122070931 LAURENTY SIMANJUNTAK 120122090038 ADINDA SALWA AZZAHRA SANI 120122090304 DEBORA MERLANI PURBA 120122090421 JESSICA EVI MARGARETHA SIMANJUNTAK 120122090516 NURJANNA 120122090883 PUTRI HANDAYANI 120122090930 DELISYA FRANSISKA SIMAMORA 120122110715 LASTRI PALENTINA SIREGAR 120122110942 CRISTIAN AGAVE SIREGAR 120122130334 TIURMA YUNI FIRLI KRISTI NAINGGOLAN 120122150636 TAUFIQ WIJAYA GIRY 120122150830 AGNES .J. KUDADIRI 120122170026 ASTHRY JANUARTY GULTOM 120122170163 JUNAIDI 120122170420 WILDAH VEIZY JASMIN 120122170724 APNI NURITA SARAGIH 120122170821 ELMA SUZANNA SINAGA 120122170976 VINA APRILIA 120122190035 DELLA SEPTI SARI WARUWU 120122190250 PHILIP JOSE TUA O NEILS SINAGA 120122190462 FARHAN AZRA HASIBUAN 120122210132 ERVAN GINTING 120122210218 FARRAS AQILAH PAJRI 120122210220 TRI MEI ROSALYA PURBA 120122210659 HELEN MELIANA R HUTAJULU 120122230248 DEA YOLANDA DAMANIK 120122230769 ELISABET JUNIAWATI PARDEDE 120122250069 WAHYU SENO GIMSTAR 120122250483 TIOMINAR SIANIPAR 120122250684 CITRA LESTARI SIHOMBING 120131270785 ANITA SIMANUNGKALIT 120133210091 SINTIA 120133530211 GRACIA VERONICA SIREGAR 120133610289 MARIA CLARA ELFRISMA MANALU 120143170187 SEPTIAN ARJUANDA PUTRA SIMATUPANG 120151150340 WINDA ARISANDI SITUMORANG 120321550440 WALTER ANDRIAN PENDIDIKAN GEOGRAFI 120111170508 HERI SETIAWAN 120121010812 HILDA GLORY MAHARANI MANIK 120121011350 MUAMAR AZHAR 120121051199 YVANROO MATTHEW ALEXANDER SITORUS 120121070712 ROBBY RISKY HARAHAP 120121071602 NURUL SYAHIDAH HAREPA 120121071615 SELLA OKTAVIA SITINJAK 120121110585 OKTAVIA PARAMITA SITINJAK 120121110651 HERU IRVANDI MAHULAE 120121150382 DANIEL EFRIL RINALDI PURBA 120121150390 RANDY RIO ALFATHA 120121170600 RUKUN GEA 120121170885 SARAH NOVITA SILALAHI 120121171356 PURNAMA FEBRIANY PASARIBU 120121191175 NADIA HARAHAP 120121230127 ARI JULIANTO SIMBOLON 120121230192 RONY CAPRIO SITINJAK 120121230479 ATMA DICAPRIO SEMBIRING 120121230594 YOLANDA PANJAITAN 120121231320 OTNIEL KAREN TARIGAN 120121231326 WILIHAR TAMBA 120121250011 ANGGELINA PUTRI ANASTASYA CILIA NAINGGOLAN 120121250148 ROHDIANA PURBA 120121250160 KATRINA SAMOSIR 120121251241 JULI YOHANA SITANGGANG 120121251256 MELISA SRI RAHAYU SINAGA 120121251593 DIO PERMANA TARIGAN 120121270723 GRACE SILVYA CHRISTIN TELAUMBANUA 120121290124 M. REZA FAHLEPI DAULAY 120121291027 YOGI MARTUA SITUMORANG 120121291466 FEBY ROHANI MANALU 120121291683 ANDRA ALFAAT K 120121310436 MARTA EVI MEILIANA GIRSANG 120121310912 BENEDICTUS P TURNIP 120121311432 AHMAD RIFALDI PASARIBU 120121330343 VERY HOTMAN SIJABAT 120121330833 LAURA DWI PURNAMA 120121351416 ANDRE I.D. SILABAN 120121410877 KAROLINA BR HASUGIAN 120122010033 SITI HARDIANTI 120122010296 NANDA SETIAWAN 120122010795 HARDIANI RAHMATUL ANNISA 120122010899 ROIDA BOANG MANALU 120122030033 RIZKI PERMANA PUTRA 120122030453 VERONIKA DEBORA SINAGA 120122030913 KRISTIAN FELLOWSHIP BAEHA 120122050004 JULIANA

120122050190 120122070240 120122070460 120122070602 120122071033 120122090200 120122090598 120122090627 120122090754 120122090759 120122090837 120122090841 120122110052 120122110475 120122130020 120122130028 120122130979 120122150023 120122150268 120122150368 120122150849 120122150900 120122150944 120122150955 120122170520 120122170750 120122170892 120122190752 120122190959 120122210665 120122211006 120122211040 120122230145 120122230165 120122230315 120122230869 120122230921 120122250780 120122270278 120122270330 120131190241 120133610213 120142570456 120511070235

PUTRI NABILA JENTI MIRALDA BR PASARIBU AYU LESTARI SITOHANG FAKHRAINI SIREGAR SALISNA ANGGITA GARRY ANDRIAN LINEKER ASRAH YULIA IRFANI ZULHIRFAN SYAHPUTRA JHON KEVIN BAWAMENEWI SYLVIANA WULANDARI RAMBE KLARISA ASTRINA BR TAMBA JESIKA ANDRIANI SIJABAT VERA WATI SIHOMBING SUN CRISTIN BR SIDABUTAR PUKARDA JORDAN SIBURIAN ELMA CRISTIN SITUMORANG SITI KHAIRANI JAMAL SARAGIH KEVIN MARZUKI SIANTURI DEVANI AYU NATALIA PARDEDE ADELYA PARAMITA KARO-KARO MELATY PUTRI MANURUNG MAHARANI SAFITRI JOSEPHEL AIDO SITINJAK MUHAMMAD ALDI RUTAMA XAVERIUS BENNY MARULI TAMBA RIDWAN ROFIQ GURNING IRFAN YESAYA SITUMORANG NUR AINUN LAURA RUTH ALFIONITA JOHAN YUSUF JUITA HUTAPEA WELLMAN CHRISTOPER D AMBARITA WINDA ANISTRA PURBA JEPLIN RIWALFEN SARAGIH HILDA SYAHRI WANI LINCE MAYASARI GIRSANG MUTIARA WULANDARI HAFIZ SYAHRI AHMAD REZQI KHAIRUNISA ARYA AFRIAN SIREGAR INOLA NOVITA DAMAIYANTI UJUNG ASRI KURNIATI SITUMORANG

PEND. JASMANI, KESEHATAN & REKREASI 120114110047 DINDA ARIFIN 120114250089 DARA SUHESTI 120121010973 RIDHO GUNAWAN PURBA 120121011124 SARAH KRISTINA FEBTRINAULI 120121050445 IGA LESTIANA BR. SITEPU 120121050593 ROY KUSNADY PANDIANGAN 120121051197 NATALIA PRATIWI SIMORANGKIR 120121051649 FIERI Y PANJAITAN 120121070926 ANDREAN FAHRUZI 120121110120 PUTRI IKA PRATIWI 120121110258 ANDREAS NABABAN 120121110814 LISNA NOVELINA TAMBUNAN 120121130078 ANDRE GEOFANI SITUMORANG 120121130233 ANNISA NUR FATIMAH TARIGAN 120121150222 SAPUTRA HATOGARAN SARAGIH 120121151297 VINCENT SILALAHI 120121170749 MARIA SABRINA SIREGAR 120121170984 AFRIAN RIO WINARCO SARAGIH 120121171380 YOHANNES YOKI PURBA 120121190467 HAZLI PUTRA PRATAMA 120121190797 KEVIN SALOMO HUTAGALUNG 120121191003 KRISTOFEL GUNAWAN TAMBUNAN 120121191062 ANGGARA GL SIMANJUNTAK 120121191406 MUHAMMAD AIDIL FEBRI 120121191666 EDO SEBASTIAN TAMPUBOLON 120121210238 JOGI MARTUA 120121231324 ALNIKO WINATA HARAHAP 120121231692 SEPTIA BAKTI SIHOMBING 120121250198 GABBY CHINTYA S 120121270800 SYAWAL PUTRA AMANDA TARIGAN 120121290361 AUGIE DEJA VILIDAN 120121290567 KHOLFI FAUZAN SEMBIRING 120121291210 HESTY REGITA BR SITEPU 120121311013 FEBRI SIDAURUK 120121350568 ERIKSON SAUT MONANG SIMANIHURUK 120121351188 ADES JOSIA MARPAUNG 120121370557 CAROLINE ANGGELITA BR MANALU 120121370808 GABRIEL RINDU GABE PANGIHUTAN SIHOMBING 120121371544 WINDY ANGGITA 120121390500 RICO EBENEZER SIAHAAN 120121410089 RAYHAN AKBAR WIRYADI 120121410177 ALWI SIJABAT 120121410222 ANASTASIA MEIDOLA ANGGRIANI HUTABARAT 120121410627 ROBERT CHRISTIAN ZEBUA 120121411058 ELVIN PESALMEN MT 120121430063 KEVIN MARULI STANISILAUS PASARIBU 120121430495 OKTAVIA CAROLINA PARDEDE 120122010075 REVALDI SIMAMORA 120122010178 RICKY JONATHAN GULO 120122010287 KHAIRUL SAHYANI BR SAGALA 120122010408 GINDA WIDANA PUTRA 120122010550 MIFTAHUL KHOIROH 120122010960 KRIS BREMA NATANAEL TARIGAN 120122030215 DZAKY KHAIRAN HARAHAP 120122030832 ZHIA SYAHREZA NOVIANTO 120122030892 PABER BASTEN BINTANG SIMBOLON 120122030943 ABDILLAH PRABOWO 120122050837 YAHYA RASPATI SURBAKTI 120122070116 ANDRE AGASI MUNTHE 120122070379 VIGO REFIVE SURMANA BARUS 120122090335 FACHRI SYAHPUTRA MARPAUNG 120122090409 RIZKY 120122090666 MARTIN ROUD SIRINGORINGO 120122090753 ANDRONIKUS SITUMORANG 120122090788 NURHASANAH FITRIANI WARUWU 120122090831 SAMUEL SIBURIAN 120122090880 ANNISA ALIFA AZMI 120122110150 ZEFANYA JERICO SARAGIH 120122110213 WILSON AGUSTUA NAPITUPULU 120122110224 ANNISA PUTRI 120122110333 KEVIN MULTI EDWARD SILALAHI 120122110808 KEVIN SINAGA 120122110992 ARKHANSYAH PURBA 120122111014 ANGELY SEREPINA WATY BR. SIMANIHURUK 120122130104 BINTANG FADLAN RITONGA 120122130134 MUHAMMAD IHZA MM 120122130323 AJENG AYU NINGRUM 120122130445 SUTAN ALI RAJA SIREGAR 120122130648 AZRY ALFITAR AN-NASIR HARAHAP 120122150052 ANTONY SIMA PURBA 120122150242 ALFANDI FANTRI CRESENDO MUNTHE 120122150349 MATTHEW FERNANDO NAIBAHO 120122150391 HADI TIAS SARAGIH 120122150398 DEWI FAHRA DIVA 120122150584 BAGAS FIRMANSYAH 120122150594 COLYN AKERAIOS LUMBANTOBING 120122150681 ARMANA BARUS 120122170185 CHALVIN JOHANNES SIREGAR 120122170379 VERA FRISCILLYA BUTAR- BUTAR 120122170442 YULIA RAHMA TARIGAN 120122170799 SARISMA PURBA 120122170954 ZUL SAHWAN SIREGAR 120122171034 GILBERT BUTAR-BUTAR 120122190321 DHEA PUSPITA 120122190363 LIA FITRIANI AZZAHRA 120122190398 JOEL ANAKAMPUN 120122190642 MEGI FERNANDO TARIGAN 120122190644 MHD. ZIKRIL HAKIM ANDIRA 120122190690 MUHAMMAD IQBAL 120122210019 ALFI SYAHRI 120122210086 MHD PRADANA T 120122210239 MUHAMMAD IRFAN 120122210449 EXAUDI SIMBOLON 120122210476 RIDO S.B. SITANGGANG 120122210534 GREACEA ELISABETH ZAI 120122210554 ATUR SIMBOLON 120122210593 BELLINDA SEPTI MANALU 120122210670 TOGA TOGU GEOFANI LBN TOBING 120122230147 SALSABIL NABILAH 120122230151 RYAN DANISH SUBANGUN 120122230357 JOSUA ANGGIAT SITORUS 120122230601 SANTO SARAGI 120122231030 CHEVIN ROMUALDO NAIBAHO 120122250277 PUTRI SEPTIA 120122250524 HARDINER PANE 120122250597 AGNES J. SILITONGA 120122250703 AISYAH NAZIKHA 120131150161 FRANS EDO M.B. SINAGA 120131230122 DAVID SION PUTRA SIRAIT 120182050105 POPPY SAPUTRI PENDIDIKAN KEPELATIHAN OLAHRAGA (PKO) 120114030005 BAYU BUANA FIRMANSYAH 120114170036 UCI TAMALA 120121011592 MAICHEL JHOSUA 120121031062 JONA RINALDO LUMBANTOBING 120121031468 MARFIN PRADA SIBUEA 120121031601 GANESA ALKHOIRI 120121050047 FRANS DWI PUTRA GINTING 120121090822 ARTHUR SIANIPAR 120121090881 LAMHOT PUTRA ELISBET SILITONGA 120121091092 RIVALDO BREMA PARDEDE 120121091137 INDRA APRILIANDO SIPAYUNG 120121110780 PRIMA RIZKY SEBAYANG 120121130252 CHRISTIEN OKTAVIANA MADUWU 120121130998 ESTER DAMARIN BR SINULINGGA 120121150203 TONI KRISTIAN HUTAPEA 120121150409 JOY NATANAEL SINAGA 120121150430 ROFDI JULFAZAR SEMBIRING 120121150456 RAYMON SIAHAAN 120121150551 TOHOM SAMUEL BANJARNAHOR 120121150730 JUSUP DONI SIBURIAN 120121151022 RICKY MARCOS HUTAPEA 120121170445 DWI RANGGA BAYU SYAHPUTRA TAMBUNAN 120121171403 DAVINTARA J SAMOSIR 120121190336 SARAH ANGGINTA SERENA 120121190578 DANIEL MICHAEL PEBRIAN SIMATUPANG 120121190960 RAHMAT HALOMOAN NASUTION 120121191023 DANIEL AMADEUS 120121191065 POLIN SAHPUTRA SIBAGARIANG 120121191298 NADIA ZASKIA HARAHAP 120121191587 JULIANA SETIAWATY SINAGA 120121210251 ANDIKA LUMBAN GAOL 120121210636 MENSEN EBENEZER GALINGGING 120121231581 PERLY HOLONG GULTOM 120121270483 MHD DENI ALI AMANDA 120121270916 GILANG ARYATAMA TAUFAN 120121271047 AGRICOLA SYAHPUTRA SEMBIRING CHOLIA 120121271687 YENI RIANANDA BR BANGUN 120121290198 OZCAH NATANAEL SIJABAT 120121291417 BERTO LEONARDO SIAGIAN 120121310029 ROMAULI TUA SILALAHI 120121310453 FERDINAN LUMBAN GAOL 120121310508 BINTER GABRIEL TAMPUBOLON 120121310864 LINDUNG MANULLANG 120121311069 JHON MARTIN TARIGAN 120121331460 EDO RINALDI SINAGA 120121351014 HANS FREDRIK L. BATU 120121351496 BOBY APRIL JUDIKA GULTOM 120121351702 AMALIA RAHMADANI 120121370439 JEREMYA JOSHUA SIANIPAR 120121390248 DANIEL ARITONANG 120121390955 DIKI SURYA HALOHO 120121391056 PARULIAN TUA SIHOTANG 120121410719 RODRIGO C SITUMORANG 120121430504 DEARMA OCTAVIANA SIALLAGAN 120121430655 DAVID SAPUTRA SIMANJUNTAK 120121450251 SALSABILA 120122010088 PRATIWI NANTA ANDREANI 120122010125 DEDI SITUMORANG 120122010477 JEREMI JORDAN MALAU 120122010480 MUHAMMAD RYAN FAHREZA 120122010660 ABDI SEPTIAN 120122030120 PADIA INDAH CAHYA 120122030289 FAJAR NUGROHO AMINULLAH 120122030456 SANMARO SITOHANG 120122030773 BAKTI FRIDOLIN SIHITE 120122030793 AMRI SYAHPUDAN 120122030895 DEARMA FRANSISKUS SITOPU 120122050070 DESNI ANGGRENY SITOHANG 120122050138 SALSABILA PRILA PUSPITANINGTYAS 120122050563 FRISDO ATUR MARTUAH PURBA 120122050722 AGUS RIYADI TANJUNG 120122050796 ZULKIFLI SIMAMORA 120122050872 AMSAL RIVANDO BERUTU 120122070058 MARTIN RONALDO PAKPAHAN 120122070121 MARK YUDIKA TAMPUBOLON 120122070184 CHICO CHARLES TAMPUBOLON 120122070288 MUHAMMAD ARFAN HALOMOAN SIREGAR 120122070358 DEO BREGY SITEPU 120122070996 SYAIBAH HANI CHANDRA 120122090082 JUAN SEBASTIAN VERON MANIK 120122090151 SUHADI DWI CAHYO 120122090512 JHON FRENDI PERANGIN-ANGIN 120122090558 FEBRIADY LUMBANTORUAN 120122090777 YOGA ANDIKA PRATAMA 120122090813 INDAH MUTIARA 120122090843 DANIEL ANSORI NABABAN 120122110153 JESIKA BR. TAMPUBOLON 120122110180 TONDI MAULA HUTASUHUT 120122110239 HISARMA SITINJAK 120122130168 JODY SATRIA 120122130677 M. RIDHO AULIA

WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020 120122150361 120122150462 120122150551 120122150621 120122150770 120122150870 120122151020 120122170006 120122170306 120122170485 120122170632 120122170818 120122190402 120122190418 120122190547 120122191020 120122210261 120122210351 120122210447 120122210607 120122230811 120122231039 120122250092 120122250301 120122250843 120122250927 120122270321 120131330387 120323190265 120323290578

HARY IMAM PRASETIA HENDRY APRIANTO MAULANA AYROLDI BATANGARI SOADUON SIREGAR RODIAMAN SARAGIH JOHANNES MARTUAH DAMANIK SUVANHOT SITORUS RIWAN MARTIN SIMANJUNTAK AFRINDO M. HUTAGAOL JOY PARULIAN SITANGGANG SATRIO ARMANDO MARBUN DAVID BECHAN SIREGAR RYCO FERNANDO NAIBORHU BERTOBAT LUBIS MAHMUD ALMIZAN DAULAY HEPRI ADI MALAU MARIA ASTUTI ASTIA NABABAN DAUGLAS ALFREDY BUKIT RONALDO SITUMEANG DESMAN HOTLIN FEDERIKUS SIMAMORA RAIHAN RAHMAD HARTOYO KIRANA BR GINTING UMAIDA FAUZIYAH SIREGAR CRISTIAN SIHOMBING NIXO HARDISON SILABAN DENNY RINALDI NOEL ARBOREA BANGUN MURNIWATI TUMANGGER YUNIOR UNGGUL NATHANIEL JETUN LITWAN KALOKO

PENDIDIKAN LUAR SEKOLAH (PLS) 120121030971 DWI AYU CHAIRINISA 120121051473 ALIYYAH MAAHIRA SHAFA 120121070998 FEBY YESSI RUMAPEA 120121071409 ABDUL RANGGA MAWANDI POHAN 120121130406 APRI WAHYUNI BR SINULINGGA 120121130464 ELSA LAURENZA ROMAULI HUTAHAEAN 120121131256 ANNISA KHALIKA AULIA 120121171295 BERLIAN SAOKATRI NABABAN 120121210960 OVI ERLINDA MANALU 120121230944 EIRENE CLARISA MATONDANG 120121231395 RIAN SAHPUTRA KUDADIRI 120121250972 CRISTINA ASVERA SARAGIH 120121290410 DEBY DEBORA BR SINAGA 120121290775 JOANE JANETTE SIANIPAR 120121291637 DEA ANGGRIANI ARDA 120121330530 FADILLAH AZIZAH PUTRI 120121350738 RACHEL THERESIA HUTAGALUNG 120122010656 NOVITA LASTARULI SINAGA 120122030245 MIKAEL TOGATOROP 120122030337 MARINTAN SULASNIH PARDEDE 120122030482 VITRA ANUGRAH SETIA SIRINGORINGO 120122030764 ROTUA MEI YOHANA SIMANJUNTAK 120122050716 JUITA MANALU 120122050787 MHD. RIZKI FADILLAH SARAGIH 120122050843 ROMIANA SIBARANI 120122070150 MUTHIAH SHADIQAH KOTO 120122070567 MHD. FAHRUROZI RAMADHAN 120122090169 MIKA YARTI PURBA 120122090272 YULIA RAHMA 120122090326 WILMA WINANDA PUTRI SIRAIT 120122090826 TAMARA AMANDA BR. GINTING 120122110258 RIKA AMELIA SIRAIT 120122150004 ISNI FADHILLA 120122150733 LAWRENCE NATHANAEL SIPAHUTAR 120122171030 FANNY ULINA SARI SITOMPUL 120122210020 FADILATUL HASANAH 120122210078 ADINDA ANDRIYANI 120122210395 DINA KARINDA MASRI 120122210481 FELYCIA NAINGGOLAN 120122210671 NASER MAULIDINA FITRA SUCI 120122210817 ROULI AGUSTINA ZEBUA 120122210904 RAHMAD FARRAS FAWWAZI 120122230028 AYU IGA ARDINI 120122230284 ZULIA NINGSIH 120122230412 SOFWATUN NABILAH NST 120122230672 LAMSARIMA SINAGA 120122250637 SONYA ZEFANYA SIBURIAN 120131150100 FITRI DESNAWATI SIHITE 120131210232 AULIA FEBRI SAPUTRI 120131230063 LIDYA PUTRI ANDE SIREGAR 120161070399 YOHANES BAGAS PRAYOGI SINAGA 120323230992 NATALIA HUTAPEA PENDIDIKAN EKONOMI 120111030383 MUTIA SAFIRA 120121050050 NOVITA RIA ZENDATO 120121070623 SASTI PRAMITA 120121091527 NESTIYANI GULTOM 120121110233 ANDRI AGRIFA KARO SEKALI 120121111723 AGNEES DEBORA NAINGGOLAN 120121130513 RENNY S. SIMAMORA 120121131660 HERU ELPANDO BANJARNAHOR 120121150047 NIA NATANESA DAMANIK 120121150207 RIZKI A SIMAMORA 120121170878 TUAHNA SARI NASUTION 120121190027 DELVIA IRENETRESIA BR HALOHO 120121190243 SITTA AMALIA 120121191114 SONIA HAPSARI MARBUN 120121191145 SIXTENIA RIA NANDINI MANULLANG 120121230710 SENDIANA BR GINTING 120121311311 SELLA ADELIA SILABAN 120121350187 TEOFILUS RAHMAT ZANDROTO 120121350761 YOSI BERTARIA SILABAN 120121370520 MITHA VEDEROVA SIHOTANG 120121390701 GERRY MARADO ALFONSUS SIRAIT 120122010305 LAILI HASMIYAH HARAHAP 120122010572 ASRO FELIX WARUWU 120122010648 LILI ANGGREYANI 120122030099 KEZIA ANGELICA TAMPUBOLON 120122030108 HILMI ‘AADILAH 120122030177 MUHAMMAD FAUZAN ARIF 120122030235 KEYSYA AYU BR TARIGAN 120122030847 ESTER LINA BATUBARA 120122030866 VIVI HANDAYANI MANALU 120122030979 ALYA YASMIN 120122050488 AZZAHRA THAAHIRAH 120122050991 TINI ANDIKA SIAHAAN 120122070376 HARUMI RAMADHANI LUBIS 120122090129 DWI FEBRIANTI 120122090275 RASVINA MASTARI MTD 120122090411 ROBIATUN ADAWIYAH HASIBUAN 120122090656 WINA AULIA RIZKA 120122090991 RAHMA DANIYAH 120122170634 DANITA FEBRYANTI BR SIMATUPANG 120122230182 IGA MAWARNI POHAN 120122230439 BRIGITA BR SINULINGGA 120122230529 YOLANDA TAMPUBOLON 120122230976 MAYA ADELINA SIALLAGAN 120122230985 SITI KHOIDOH 120122250011 JOAN CHRISTIN SIMBOLON 120122250465 SRI SURYA NINGSIH 120122250476 WYDIA MALEM PASARIBU 120122250546 LAURA ADELIA MUTIARA SIHALOHO 120131210517 IRAWATI PANJAITAN 120133550207 WIDIA SURYANTINA BR NAINGGOLAN 120143410062 SYARIFAH HAYATUL FITRI 120324250122 PUTRI KHAIRANI MANAJEMEN 120121011014 120121011175 120121011364 120121050247 120121051357 120121070150 120121070452 120121070861 120121071340 120121111031 120121131687 120121131715 120121150574 120121150854 120121170624 120121171718 120121190023 120121190095 120121190486 120121191715 120121210292 120121210686 120121230046 120121230252 120121230346 120121231466 120121250931 120121270520 120121271395 120121290857 120121330481 120121350833 120121351291 120121390876 120122050602 120122070023 120122070681 120122070807 120122090243 120122090738 120122110023 120122110459 120122130093 120122170433 120122190308 120122190560 120122210709 120122230010 120122230217 120122230367 120122230668 120122250166 120122250827 120131310793 120133130036 120133390191 120321130127 120323030421 120323110908 120335130713 120341071688

CAROL ROBEKKA BUKIT YURISKA ZATIRA SITANGGANG RYAN RICARDO DAMANIK LORANITA BR BANGUN GOKMA GULTOM MUHAMMAD DAFFA MIRWAN DINY FITRIANI DEVI RAMAYANI SEMBIRING DEVI LUSIANA SILITONGA SRI REJEKI HUTAJULU MIFTAH KHAIRIYAH TRI RIZALDI AHMAD HAFIZ NASUTION EVAN SARI MAQDALENA NAINGGOLAN KANIA HUMAIRA BARUS SUTINA UMAYRAH MEGA ANGEL VIESTIKA NAIBAHO GEANA SYAH PUTRI BR LUBIS NATALIA PALENTINA PURBA WINDA LESTARI SYAHRI RAMADAN CANIA ARIZA AZ ZAHRA NURUL RAMADAN OBED HARIANJA PUTRI RISMAWANA SIBURIAN ZEFANINYA STEPHANI SINURAYA FATHIR ALFATH DIN HARAHAP NOVITA PARASIAN MANURUNG MUHAMMAD HAKAN QOWI RAHEL EMMANUELA ARAULI PANJAITAN JAY HOCTHON SILALAHI RIO TABRI AL ARIF AGUNG KHAIRUL TAZRI MONIKA SARI NADHIRA ZAHRA SIREGAR BINTANG PERMANA LAMBOK SUMIATRI SARAGIH ALFYYAH ZAHIRA HAKIM SINAR LOVELYA SERAWANI LUMBANTOBING MUHAMMAD AKBAR MEGA SAGAK ROTUA LUMBAN TOBING PUTRI MAHARANI SITANGGANG AHMAD SIDDIK YOGA RAVICKY SIREGAR SANDRIANA AISYA PUTRI RAHELITA ARITONANG DIMAS RIFAI MULIA PUSPITA SARI NADIA ANGELITA SIHOTANG ANNA M.TAMBUNAN THASYA SALSABILA BERUTU THEO STEVEN PUTRI AYU MAISARAH EVI MARIA MARSAULINA BR. HUTABARAT SOFIALOLA NAIBAHO MARISSA AGUSTINA MARSAULINA DANIEL BINTANG TAMBUNAN RYAN ALFANDI JESAVAEL NICO VOELLERS EPA JESIKA ROULINI MALAU

AKUNTANSI 120121010367 120121011339 120121011480 120121011577 120121031073 120121050456 120121050596 120121070330 120121070614 120121071326 120121071450 120121110152 120121130643 120121130683 120121170067 120121170087 120121190807 120121210455 120121230800 120121250284 120121250420 120121270178 120121290358 120121290728 120121331272 120121371438 120121390204 120121410184 120121410984 120121411064 120121430473 120121450053 120121450271 120122010481 120122010827 120122010954 120122030165 120122030266 120122030660 120122030957 120122070490 120122070698 120122070779 120122150200 120122150318 120122190213 120122190916 120122210451 120122230927 120122250198 120122251018 120122270011 120122270348 120131030740 120131170328

CHRISTIAN TANTOWI EKA LIVIANA HUTABARAT RICKY ARNANDA KHESIA ELSHADAI LIMBONG ANGEL PRATIWI. BR TARIGAN FEBRIYANTI SIREGAR RAJA SYARIF MUHAMMAD ALFARIZI YENNI PRATIWI MEILYAZ CHAIRANISHAH BR. GINTING YOHANA L.P SAGALA NATALIA GINTING RENA GABRIELLA SITUMORANG BARTOLOMEUS . J. SITUMORANG FARISYA ARDHANA HILMAN ABD. LATIF LAMBOK SINURAT APRILIA ANISA M. RENDI KUSTIONDO FATIHA KEYSA ALEA ZAILANI BETA SIHOMBING ISCA NATHANY HIA PUTRI ANDINI ESTER JULIANA NAIBAHO ELISABETH SILABAN DEVI SEPTIANI ARUAN SAMUEL VERDIN ZAI RAZITA FAKHIRA JUDITH KL METUSALA SIMANGUNSONG FERDY ANGGA SIBAGARIANG MUHAMMAD YAFI AULIA SIREGAR VANISSA KRISTELA SAGALA AGNES ELVIN HUTAHAEAN ICHA NAOMI SIHOMBING SORAYA AZURA PUTRI AMANDA NATASYA ARRAHMI ANGIE GRACIA SIBARANI FANDALEN SITUMORANG JERIMA ZEBUA DHEAYU AZ-ZAHRA PUTERI LOLITIA MELANI YOHANA SIMANJUNTAK ELSA AMELIA LUMBANRAJA NUR INDAH QUR’AINI NADIA ANNISA LENI WAHYULI SIGALINGGING JANISA TAMI NAFTARI BR MUNTHE NOVITASARI HUTAJULU YOLAND EDO SITIO SHINDI FLORENA SITANGGANG ANUGRAH AKBAR ALEXANDER VALENTINUS TARIGAN GOMGOM SITUNGKIR ISNAYNI LESTARI HOSANA SARAGIH


WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020

PENGUMUMAN SBMPTN 2020

120133410143 IRMA SIAGIAN 120133550200 LINA MARINA TAMBUNAN 120133590252 MARIO PAKPAHAN 120161310328 RESTY FAUZY 120323570570 MICHELLE VANIA 120381031118 RAMADHONA SONDRA 120911190026 AKTIFITAS DAELI

120122210405 120122210975 120122230393 120122230568 120122251007 120133630196 120321510879

PEND. BAHASA, SASTRA INDONESIA & DAERAH” 120121010908 ROITA SINAGA 120121011142 DESI FITRI NASUTION 120121011385 TIARA ELISABET SIAGIAN 120121030756 SITA GRESELA BR PANDIA 120121050059 SEPTIANA PRADYTA 120121051523 REZKI ANTONIO.F.GINTING 120121051639 FARIDAH KHAIRANI 120121070350 FANIA NURTRIANA 120121070730 ALPIANI BR TARIGAN’ 120121090227 AYU ALDINA AFRIYANTI 120121090359 ABDILLAH AFANDI PARANGIN ANGIN 120121090934 LAMI KARYANI DICSI SIDAURUK 120121091162 RIANTI 120121091268 SITI DWI FADILLA 120121110090 APRILYA SIAHAAN 120121130955 AGAPE VIANDASARI SINAGA 120121150481 AGNES ENDWITRI SIHOMBING 120121170076 EVI RIZKITA DEWI 120121170830 YOYUTI SONATA CAPAH 120121190263 DITA ANANDA BR GURUSINGA 120121190875 RAHEL SITINJAK 120121191256 NATASYA RUMONDANG SIDABUTAR 120121191482 KHADIJAH 120121191634 LOUDWIG AGUSTINUS PURBA 120121230384 SALSABILA 120121231106 KARTIKA BESTARI 120121231655 GRECIA AGITHA GINTING 120121231669 NURAINI 120121250059 WIDYA OCTAVIANTY 120121271466 ROULI SIMANULLANG 120121271626 ASIMA BR SIANIPAR 120121290692 ELSA SABRINA BR. BARUS 120121291374 GITA WIDIA BR PARDOSI 120121310708 IRBI DAMAYANTI MATONDANG 120121311622 TEGUH KARYADI YAMAMONI WARUWU 120121311681 DINDA ANGGRAINI BR GINTING 120121331128 HODTUA LESTARI RAJAGUKGUK 120121331162 ANGEL OKTORIA MANISE MARBUN 120121350484 YESSI TANJUNG 120121350831 SAI BANGKIT DANIEL 120121351088 ANGEL TAMA 120121370155 ABDI THOMAS ROBERTO SINAGA 120121390695 RUT OLIVIA LESTARI HUTAPEA 120121390795 ROBERTO CARLOS NAINGGOLAN 120121430466 ASTRIYANA BR TARIGAN 120122010216 GRACE DEBORA BR SEMBIRING 120122010485 ANGEL M. NURWAHYUNI SIRAIT 120122010765 ERINDA MAYRANI 120122010796 DINA PEBRIANI SIMANGUNSONG 120122010825 YOHANA LOISA SIMANGUNSONG 120122030163 MARTHA JULIANA MARPAUNG 120122030487 MELISSA ARTA ANASTASYA TAMBUNAN 120122030588 FEBY LAURENSHA SIMARMATA 120122050260 AMANDA 120122050378 FITRIA WANDA SARI 120122050660 BETA RAPIANI SIDABUTAR 120122050800 VANNY ROSENNI LUMBAN TOBING 120122050893 NANI IRMA PRATIWI BR SIAGIAN 120122070316 SEPTI BUTARBUTAR 120122070404 FAHIRA RAHMAH 120122070598 FATIYA CAHYA 120122070600 CHRISTY EVELYN BELVA SARAGI 120122090051 SUHERMITA SIHOMBING 120122090153 RISMAYANI PELAWI 120122090485 DESI NATALIA SIHOMBING 120122090505 KARIN HANNA GEOFANI BR. MANULLANG 120122090533 TIO NOVITA LUMBAN GAOL 120122090574 RINNA A. PUTRI 120122090847 GADING HAKIM ALAMSYAH DAULAY 120122090957 ENZARI PUSPANINGTYAS 120122110256 DUTA ANANDA PUTRI 120122110584 RUTH FEBRIYANTI SIMARMATA 120122110995 ADI NATAL GABRIEL SIRINGO - RINGO 120122130105 ENJELITA SORMIN 120122130109 YOGA BAHERAMSYAH 120122130943 APRILIANI PUTRI 120122130996 JIHAN AUFA NADIRA 120122150036 LENI FADIA 120122150598 ANNISA PRATIWI 120122170919 VANITA DEBEN SIMANJUNTAK 120122170958 RIBKA RIANA ARITONANG 120122190678 ELFERINA Y SIREGAR 120122190798 MELLY EGIDIA 120122190809 SANTA ROSA BR PARDOSI 120122190993 NADYA SARI HASIBUAN 120122191038 JIHAN AQILAH ZAHRA 120122210522 AYU PERMATASARI SIHOTANG 120122230143 AYU SYNTIA NINGSIH 120122230163 NURUL PUSFITA NAPITUPULU 120122230171 PUTRI DINDA RESTA SILABAN 120122230246 PERDANA GEMILANG MANURUNG 120122230410 JOSEPIN PUTRI NADYA 120122230470 HENI ATIKAH 120122230675 SINTIYA KLOLANTA BR GINTING 120122230826 SINTA M PASARIBU 120122230858 TAMARA LOISA AURELIA SILALAHI 120122230872 HASAN ADLANI TANJUNG 120122230937 MARSELA NAOMI SIRAIT 120122250046 NANCI CINDY CLAUDIA SIBARANI 120122250378 AGUNG WIGUNA 120122250455 ADE INDAH SIHOMBING 120122250473 ODILIA V SIMORANGKIR 120133550100 HASRI YULIANTI 120133590301 RAHEL YENA KESIANA BR KABAN

PENDIDIKAN BAHASA JERMAN 120121011733 ENDAH LESTARI 120121030419 DEBORA ANGGITA HUTAGAOL 120121031291 AGATHA FLORINE SARAGIH 120121031630 VANESSA AMANDA SIREGAR 120121050994 SINDY PRATIWI HUTAGALUNG 120121051228 JOSUA IXNASIUS KABAN 120121071381 MHD. HILMAN FAUZI 120121090368 TIFANNI RIRIS N. ISO 120121091053 AUREL GOKLAS CHRISTIAN SENA SIBUEA 120121091706 RIZKY ABRAR DAMANIK 120121110081 FADILLAH SAMAAWATI SITOMPUL 120121111181 SULI AYU RESTU GULTOM 120121130478 ABDI SIBURIAN 120121130922 RIO WANDI SAGALA 120121130964 SONIA NEVRINA BR HUTABARAT 120121131055 JOSEPH ANDERSON SIANIPAR 120121171722 LESTARI BR SITUMORANG 120121190690 ROSALINA DEBORA CLARA TUMANGGOR 120121190963 GRACE SHELLA MANURUNG 120121191019 NADYA SALSA NABILA SILALAHI 120121191241 MIKHAEL RAINHARD HOLONG MANIK 120121230367 KATRIN IVANA DEBI SITOMPUL 120121231052 HANA SIJABAT 120121271739 ROYAL JANUARI NAIBAHO 120121290856 DIAN ATIKAH 120121291254 EMIYA ENDIMA TARIGAN 120121310052 NOVI YANTI 120121331503 NURMUTI’AH KALTSUM 120121350569 HENY MAWARNI 120121350634 NABILA HANDAYANI HARAHAP 120121371360 LASTRI MARIANI SIHOTANG 120121390041 MUHAMMAD LUTFI SARAGIH 120121431084 DIAH PUTRI LUBIS 120122010253 NIA FEBRIYANTI SEMBIRING 120122010628 LYFEYENI RAMADHAN BR SEMBIRING 120122010848 AYU APRIYANI ZEIN 120122030084 DINDHA IRHAMNA 120122030339 SYALWA ROSYA ELVIDA 120122030875 MUTIARA GEOVANI BR PASARIBU 120122050352 PUTRI CAROLINA TARIGAN 120122050655 PRISKILA HERLIA S 120122050972 BERLINA PAKPAHAN 120122090162 KRISNAWATI SITOHANG 120122090569 LAURA SUSANTY 120122090840 M. SYAWALUDIN 120122110095 MUHAMMAD AZMI FAHREZA 120122111029 FELIX KHALASNIKOV NAPITUPULU 120122130591 ABRAHAM LINCOLN LAIA 120122150197 RIBKA PAULINA AMBARITA 120122150599 ANGEL TAMARO SIJABAT 120122150986 DILLA PUSPITA ANGGREANI 120122190269 YULAN RIA DAMAYANTI 120122190952 CHAIRUNNISA 120122210434 YOHANA ALRISTA SIREGAR 120122210509 ADHE AULIA SARI 120122230102 CINTA CAROLINE HASIAN PARDEDE 120122230471 FEBIANA SABAMIAN LAURENTINA GULTOM 120122250851 ARNI ANDRIANI 120131070736 MERRY NATALIA SIDABUTAR 120323450697 GLADIOLA NAOMI PASARIBU 120323470842 DEVI AYANA 120531110183 LAURA FRANSISKA BR. SITOHANG

PENDIDIKAN BAHASA INGGRIS 120111210706 EVA ZULFA AZZAHRA 120121010210 JOEIFA RINA MEUTIA 120121030299 MARTHA JENICA BR. SITORUS 120121030938 KRISTI APRIANI GIRSANG 120121030977 DEVIA ANANTA TARIGAN 120121031449 NAJWA RAMADHANI PANE 120121050765 RISMA KHAIRIYAH 120121070502 PUTRI NATALIA HAREFA 120121070650 CINDY APRILIA BR. NAIBAHO 120121090231 DESMAN HURA 120121090789 WILDA SYAFITRI 120121091283 DHIVAL HAZRI 120121110751 NANDASARI PURBA 120121111138 ILYAS FADHIL SEBAYANG 120121130918 PUTRI CAMIA TAMPUBOLON 120121131031 AULIA RIZKI HARAHAP 120121151518 DEA MAYANI G. MUNTHE 120121151693 SITI RAHMAH PURBA 120121170014 JULIANAWATY SITINJAK 120121170208 SAHPUTRA APRIANO SITOHANG 120121170494 PARAMITRA LUBIS 120121170531 RACHEL AMANDA JULIANA 120121170761 RONASARI BR GULTOM 120121171150 DHETASA YOUNETENTIA TELAUMBANUA 120121171473 TIARA FEBRIANTI 120121191204 GILBERT MANUTURI YOSAFAT KASIH FILEMON HUTABARAT 120121191277 ADILAH ZAHIRAH TANJUNG 120121191692 NATASYA MIRANDA GIHAR 120121210079 ERNI PINTAULY BR SIMBOLON 120121210710 YEMIMA ANUGRAH HUTAGALUNG 120121230717 IRMA CELLINE MARGARETHA 120121250204 NIARIJA HARAHAP 120121251475 INTAN PRATIWI RIZKA ANANDA 120121270805 RIZKY AKBAR FAHLEVI 120121290406 PUTRI YOLANDA PURNAMA SARI PASARIBU 120121290500 OKTAVIANA PURBA 120121291535 RIZKY PANGGABEAN 120121310272 DWIKY YADZKA ILHAMSYAH 120121310829 IRATUN HAIRIYAH 120121311578 ADE RAY BARUS 120121330056 HARIYANTI SARAGIH 120121331053 DIAN THERESIA LONTOLAWA 120121331389 GREACE MARANATHA SINAGA 120121350772 SRI REJEKI BR PURBA 120121371282 YORIANDA SUKASTI SEMBIRING 120121390074 AGATA DOROTHEA SINAGA 120121390191 ANASTASIA BR GINTING 120121390229 MERNA FEBRIYANTI PANJAITAN 120121410216 ADE PUTRI SEPTIANI PARDEDE 120121410840 FADHILA PUTRI PERDANA PILIANG 120121411036 SRIHANNA MARIA SILABAN 120121430093 VIVI ANGGRAINI 120121430214 NAUDRIYA REIVINNA PANJAITAN 120121430276 ANGELA MARICI SINAGA 120122030653 DHEA NURFAIZAH 120122050082 MITA ASMORA HSB 120122050469 KEZIA ANGELINA 120122050501 SILVIA ADHA PURBA 120122050552 RIZKI ANANDA SINURAT 120122050885 JESICA SIMARMATA 120122070068 VITA AGUSTIN P 120122070161 PUTRI HOSANNA SIBORO 120122070758 RENIKA BR SEMBIRING 120122070991 ANGGI PUTRI SEPTIA 120122110168 ZAHARA CHAIRUNISA 120122110340 RAJA GILBERT JONATAN SIREGAR 120122110411 WA FIESTA NAYRA EIFEL PALARI 120122110485 VANNESA RONNA MELATI SARAGI 120122110954 HARTATI NAINGGOLAN 120122130061 UCI NURDIYANI SARAGI 120122130078 MEISYA SALSABILLAH 120122130252 SYIFA AZIZAH 120122130272 CITRA NUR IKHSANI 120122130355 ADINDA AUDY SIANIPAR 120122130553 SEPIN DIALITA PASARIBU 120122130554 SINTIKA AGUSTINA SEMBIRING 120122150001 YESICA SIBURIAN 120122150492 YESINTA SEPTIANA BR. TARIGAN 120122151004 MARHAMAH RAMADANI BR DASOPANG 120122170019 FEMI ERIANI NASUTION 120122170881 RISDO ARYOGI RUMAHORBO 120122190012 CHATRINE SIHOMBING 120122190015 ELZA SAFRITA KESUMA 120122190028 RIFKA ALFINA 120122190326 SHINTYA AMANDA BR. GINTING 120122190718 YEMIMA SIMANJUNTAK 120122190804 IBRANI ENJELITA HUTAGAOL 120122210569 NINDA DERMILA RANI PULUNGAN 120122210737 IHZA IMANUDDIN RITONGA 120122210845 JORDAN SILALAHI 120122230205 TRY SUCI AYU NINGSIH 120122230405 SRIKANDI SIMANJUNTAK 120122230527 ANGELINE LENITA VALENTINA BR SIBARANI 120122230557 GETITONA MATONDANG 120122230673 LEONARDO BANJAR NAHOR 120122250177 ESRA AYU MIRANDA RAJAGUKGUK 120122250623 NADYA AZZAHRA SASMITA 120122250818 ELSA RENI WULANDARI PANJAITAN 120122250829 GILBERT DONALD HARIANJA 120133050082 SARRAH NASUTION 120133410228 FEBE ANITA BR SIREGAR 120133410232 NOVIA REMEMBER ROTHAIDA MANALU 120133470240 CINDY LUASEN PAKPAHAN 120511030345 JOSUA SAPUTRA SIANTURI PENDIDIKAN BAHASA PERANCIS 120113090053 ANE ELVIA JAKFAR 120121011249 NURMAHFIRA BR. BUKIT 120121011294 FIONNA SALSABILA HARAHAP 120121030472 SEPTI ANNISA 120121050237 YENNY SARMI MANULLANG 120121051562 JENNIFER STEFANNY SAGALA 120121131002 SALSABILAH AVAN 120121151189 RIZKY ANUGRAH LAROSA 120121171206 EEM ENDA SULASTRI TARIGAN 120121190777 DEA VERONIKA BR GINTING 120121191355 REVI TERESA BR KARO 120121210628 BETTI AGUSTINA SITUMORANG 120121210981 MEKA PUTRI 120121270467 SITI ADITA RAMADANI BR HOMBING 120121270593 NOPI SERI GIA SEBAYANG 120121291636 GRACYA VALENCYA SAMOSIR 120121311079 EVELINE VALENCYA SAMOSIR 120121331527 KANNA SALINA BR BARUS 120121350093 RAFAEL SIRAIT 120121370516 MUTIARA MIRZA 120121450133 ZIPPORA ULI SITUMORANG 120121450153 MARIA GABRIELLA SITANGGANG 120122030054 ANNISA PUTRI SATRIYA 120122030217 YASMIN ZAHRA 120122030408 FITRIANI FALENTINA SIMANJUNTAK 120122030771 RAHMADHANA FATIA YASMIN 120122050568 VILLI DEBORA NAINGGOLAN 120122070093 OKE TAMA RISKA EKKY TETHA 120122070436 MEILANI 120122070472 FIFI LOLA PUSPITA 120122130064 KRISTINA OSI OKTARIA PASARIBU 120122130501 ZAKY SYACH FITRAH R 120122130701 CHRISTIN REBECCA PANJAITAN 120122130837 APRYANI ELISABETH BR.SIDABUTAR 120122150430 INDAH ARMEDIA BUDIANTI 120122170839 SRI REJEKI TAMBUNAN 120122170939 DIAPHENIA CLARABELLA ERNESTIN

PUTRI REZEKI THARIQ ALI ADITYA MHD. ALI BOAN PULUNGAN ACERA JUPITER NOVITA PRATIWI EZRA PANJAITAN HERIKA CRISTINA PESTARIA SIMANULLANG

PENDIDIKAN SENI RUPA 120121010568 YEDIJA PRATAMA MUHAM 120121031696 CUT MELISA 120121050846 RILLA KURNIAWAN 120121050987 ALDI PONITO TRIMANTO TARIHORAN 120121091430 EKA FITRIA NINGSIH 120121131714 EDGAR REZEKY PAKPAHAN 120121150093 RIZKI ANDIKA A SILITONGA 120121190071 SHILVIA FUNNY 120121190391 DINI OKTOPRIYANA 120121190408 EZRA MUHAMMAD ARMANDO 120121190638 KOFIFAH INDAR PRAWANSYAH 120121251087 ADISTI PUTRI HARIYANI HASIBUAN 120121291008 SURANDA 120121311639 PAULINA INDRIANI MARGARETHA SITEPU 120121390774 JOSEPH SALEH HIDAYAT GULO 120121390831 CRISSELA ARNES SIAHAAN 120121410858 MUHAMMAD RIVANZA NASUTION 120121430266 RIAN SHAKIRA 120122030022 DWI LINTANG SAYYIDINA 120122030094 MUHAMMAD FATAHILLAH 120122030431 PARULIAN SILABAN 120122030581 FRISKA AGNESIA HARO 120122030587 NIKMAH RAHMADHANI 120122030597 ALIF WAFI FAKRI 120122031016 ANNISA AMALIA 120122050191 PUTRI RAMADHANI 120122070261 LISA SANTIKA PUTRI 120122090302 PUTRI ANANDA 120122090489 ROSAULI SIAHAAN 120122090803 NATALIA 120122110684 GENIE SOPHEEN 120122110925 RIYAN JANUAR NST 120122150123 SALSABILAH BALQIS 120122150667 YUDHA RAMADHAN 120122150992 SERINA JULI KARTIKA NAPITUPULU 120122150995 MUTIARANI 120122170188 ELIDA WIDYAS PUTRI 120122190158 PUTRI RAUDATUL ZANNAH 120122190870 JIMMI MICAEL GINTING 120122210047 RATIH RAHMADANI 120312190088 MAHDUNI DHANU MASYAHID SASTRA INDONESIA 120114330065 CUT DARA AYUNI 120121011026 DENNIS ROLENZA MANURUNG 120121031715 ANDINI 120121050756 INTAN OCTAVIA 120121051555 PERMATA SARI SIHALOHO 120121070690 T. NAVA AFRILIA 120121090182 VITO JEREMY LUMBANTOBING 120121090653 CINDY LAURENSIA SITORUS 120121091154 SELLY AL AZHAR 120121110737 FREDO LAURENCIUS SITORUS 120121131626 LUCIA RINI SITUMORANG 120121150497 YULI KHANISA NASUTION 120121150837 NATALIA MARGARETTA SITORUS 120121151208 ARDILA CRISTINE 120121190566 PUTRI INDAH NURJANNAH 120121191419 TOGI MARITO 120121210071 INDRIANI GRACIA L. TOBING 120121210514 JOSUA ARBI CHRISTOFEL HUTAHAEAN 120121250369 SRI W. R SITUMORANG 120121290183 TASYA PUTRI HAREN SIMANULLANG 120121291102 ANGGI NURJANNAH HRP 120121291474 RHEINA ANGELIKA SIRAIT 120121291713 ADE LESTARI BR BARUS 120121311338 APRINA DAMAYANTI 120121330312 ANIKA LESTARI 120121350800 ERLIN R. RUMAHORBO 120121371415 ALYA SEKAR AYU 120122010111 YUSNIA DAMANIK 120122010187 KHAIRUNNISA 120122030631 TIARA GHUSNIA ISKANDAR 120122030940 PAULINA JULIA MARITO SIAGIAN 120122030961 DEVI LISWANI PERANGIN ANGIN 120122050125 NURUL ABIDA LUBIS 120122050676 PANGERAN SIAGIAN 120122070063 AINI NOOR SYAFRINA 120122070627 NURBAITI 120122090069 SILVIANI SIREGAR 120122090120 FANNY FABRIANA BR HUTABARAT 120122090238 FERI IRAWAN HUTAHAEAN 120122110437 AHMAD FAHRI PERDANA LUBIS 120122110878 KRISTIN MONIKA SIRAIT 120122130391 DENY TRINITA 120122130778 AMOY KRISNAWATY SARAGIH 120122170069 NOLA SARI MANIK 120122170222 AKMAL ANSYARI 120122171024 HELMALIA PUTRI SIMBOLON 120122190780 JULI SYAHPUTRI 120122190973 EGIDIA INTAN PRIMADANY 120122210254 ADINDA FAYZAHASRI HERWINDA 120122230056 NELY DEVITA SARI 120122231001 VESFER PANANGIAN SITOHANG 120122250796 RIZKY CHAIRUNNISA 120131170311 TOGA MULYA LUMBAN RAJA 120142130533 ULFIZA HERIANI 120312090517 IMELDA MEILANI SIMBOLON 120321330100 ZELICHA APRISSA 120321670568 DANA INDAH SAIMUARY SASTRA INGGRIS 120111050522 CUT SARAH ATHIYAH SALSABILA 120121010937 FADILLAH HAJAR ANGKAT 120121050207 WINDA DAMAYANTI 120121050289 EMELIA CAROLINA SIMBOLON 120121050936 NOVALIA RAHMA DHANI 120121071440 ADE KARTIKA 120121111082 SHEILA GALUH LUKITASARI 120121151192 MELISA ROSA EVANA 120121170580 HERTATY DELIMA BANUREA 120121170839 RIZA BENI SINUHAJI 120121171535 YOLA ANGELA 120121171569 VALENTIN YUNUS HUTABARAT 120121191447 THERESIA JUWIVERA PANGARIBUAN 120121231049 LUDEA SHEREVINA 120121250604 ESRA MARIA ZALUKHU 120121251123 AISHA CAHAYA KAMILA 120121251457 LILIS EFRIANTI BR TARIGAN 120121270481 LUKMAN NURUL HAKIM 120121290556 NAUFAL KARIM SIREGAR 120121291526 MARTHIN PANDAPOTAN HARIANJA 120121310379 MAZAYA ZAHIRA HARAHAP 120121350490 SHALENA HUGES SITOHANG 120121351135 REGITA LUMBAN TOBING 120121370441 PARDIAN HAMONANGAN SINAGA 120121370803 PUTRI NURHASANAH 120121410441 MUHAMMAD DAFFA ALEXANDER LAEMERS 120121450387 YULIA P.A SIHOMBING 120122010805 LUTHFI RAMADAN LUBIS 120122030476 DEVIRA YASFANI SIMANJUNTAK 120122030550 NURUL HASANAH PUTRI 120122070414 NOVITA PERMATASARI RANGKUTI 120122070445 MUHAMMAD HUSEIN 120122070794 CICI AULIA PRATIWI 120122070826 JOHANES TITO MANIK 120122070952 ANGELINA BR SIMANUNGKALIT 120122130287 ZHAVIRA HANA LUBIS 120122130353 ALYA AQILAH ANDIMI 120122150712 RAIHAN SYACH BUSTAMI HARAHAP 120122151043 ISNAINI FAZRIN 120122170022 DANIEL SAPUTRA HUTAPEA 120122210360 ZEPANYA THEO FRANS SIMATUPANG 120122210527 TRIANA DIFA ASRI 120122210782 NAQIYYAH NASUTION 120122210934 CHRISTOPHER JOSIAH MATTHEW PASARIBU 120122230384 DESICA ERMINA SILALAHI 120131050175 DORA SERIALITA PANJAITAN 120131190639 PUSPITA ABIERANI 120131310105 STEVANY SILABAN 120142470768 ALDITO YAZUM FIENDRA 120312010090 KEVIN ENZO ELEAZAR 120712070757 HIKMAWATI LAIMI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR (PGSD) 120114130045 AZIZA NURBAITI 120114270032 NURUL AISYIAH 120121010284 DINDA PRILLIANI SIREGAR 120121010571 AGNESIA MEILANTIKA SARAGIH 120121010777 HAPOSANNA KRISNARIA HUTABARAT 120121010948 AULIA SAFITRI 120121030453 SALSALINA BR SURBAKTI 120121030810 FRISKA LORENCIA SINAGA 120121030845 DELVI DAMAYANTI 120121031385 CICI AISYAH RAMADANI 120121031475 INDRI PURNAMA SARI 120121050042 FEDRINA ANANDA PUTRI 120121050472 TRHEZIA D ZESICA 120121050629 MUSDALIFA TUMANGGOR 120121051327 MELITA SAGALA 120121051410 ELSI K SILALAHI 120121051665 ANANDA PRATIWI PANJAITAN 120121070434 NESHA NUR ZEGA 120121070500 PRISILLA RILLYANA 120121070529 AGUSTRINA SINTIA MANALU 120121070540 CHANDA WIDE BUKIT 120121070545 DINI HOTMIAN SIREGAR 120121070660 SATRIANIS GEA 120121070747 PUTRI ESASKIA SILALAHI 120121070761 RANGGA GUSTIAWAN NAZARA 120121070896 MIANDA MAYA KRISTIN 120121070915 PILKADESI ANAKAMPUN 120121071360 ELSHA YOHANA BAKARA 120121071519 ELNA TRIYANI BR TARIGAN 120121071668 JESIKA SINABUTAR

120121091138 120121110080 120121110094 120121111532 120121111548 120121111554 120121130099 120121130961 120121131614 120121131691 120121150008 120121150067 120121150370 120121150669 120121151051 120121151067 120121151153 120121151222 120121151279 120121151723 120121170466 120121170509 120121170897 120121170995 120121171553 120121171575 120121171690 120121190681 120121230677 120121230825 120121230996 120121231039 120121231403 120121231593 120121231611 120121250393 120121250795 120121251156 120121251187 120121251363 120121251391 120121251622 120121251727 120121271106 120121271475 120121271681 120121290194 120121291461 120121291482 120121291599 120121310083 120121310360 120121310414 120121311123 120121330082 120121330562 120121330762 120121331246 120121350082 120121350504 120121350526 120121350593 120121351025 120121351026 120121351631 120121351638 120121370144 120121370506 120121370707 120121371074 120121371451 120121390190 120121410311 120121410391 120121410435 120121410726 120121430091 120121450108 120122010151 120122010353 120122010449 120122010749 120122010859 120122010983 120122030158 120122030195 120122030247 120122030268 120122030518 120122030546 120122030981 120122050261 120122050585 120122050789 120122051028 120122070176 120122070255 120122070641 120122070741 120122071042 120122090210 120122090363 120122090513 120122090685 120122090798 120122090842 120122090922 120122090942 120122090973 120122110218 120122110238 120122110275 120122110358 120122110500 120122110621 120122110707 120122110778 120122110789 120122110792 120122110839 120122130037 120122130146 120122130242 120122130790 120122130938 120122150055 120122150229 120122150469 120122150668 120122150703 120122150921 120122150984 120122170147 120122170220 120122170439 120122170568 120122170586 120122170720 120122170766 120122170923 120122190011 120122190173 120122190221 120122190245 120122190421 120122190537 120122190808 120122190858 120122210034 120122210228 120122210274 120122210282 120122210422 120122210532 120122210601 120122210608 120122210769 120122210885 120122210918 120122230159 120122230395 120122230448 120122230531 120122230814 120122230953 120122230975 120122250284 120122250326 120122250459 120122250814 120122250839 120122250914 120122250935 120122250942 120122270049 120122270350 120131130612 120131210016 120131210547 120131290598 120133630134 120142210004 120142390665 120191010475 120323430688 120323671113

RUTH MAGDALENA HUTAURUK RICH LAZUWAN VENANSIUS SIMAMORA GRACE APRINIA BR MARPAUNG DITA CAROLINA BR KABAN AMELIA RAHMADHANTY JOSI MARADO PURBA EMMY SEPTENESIA TAMBUNAN REPELINA HUTASOIT SABELA AMELIA VINA ULANDARI IQBAL ARSIODANDI AGNES NOVITASARI WARUWU FEBRITA LUMBANTOBING ELOPANI SARAGIH DESI LISTARI EVELIN PURBA CRISTINA SIHOMBING ROSANTI M SIREGAR SANTRI FEBIOLA PURBA YOKEBET PASARIBU NANNI RIZKI DAHLIA PULUNGAN ATIKA RAHMA FAUZIAH YULINA MARIA ANGELIA BUTAR-BUTAR MAGDA SIMBOLON CHRISTY WULANDARI SIMANJUNTAK NAOMITA SITUMEANG EAGITA VERBINA SITEPU SUCI MAHARANI CHRISTINE HUTAGAOL DINDA BORU ANUGRAH YUNI AMELIA YOSSIA ANGGI SIANTURI RUTH FAITH LOVITA PARAPAT ASRI NATASYA PANGIHUTAN SARAGIH CINDY DEVINA BR TOBING TRIA AMANDA NASUTION SALWA NAZIRA MAULIDA SATRIA ESTER ARITONANG SINTA MONALISA NADIRA ARMELYA KABAN MIRANDA AGITA JABAT SUCI SRI HANDAYANI IKA NURJANNAH HARAHAP HANNA TRIFENA SIAGIAN FRENTINA NABABAN IRA SUSANTI SIREGAR NURFIADE BR. BERUTU OKTIVIANA BR PERANGIN-ANGIN RODINANTI MARBUN JIHAN ZAHARA AULIA RAMADANI ULFAH RABIATUL AZKIYAH CHRISTIN ANGELITA SIANTURI EXSA LANTY SRI REJEKI SINAGA PUTRI KRISTIANTI BR SEMBIRING MARIA ANGEL CHRISTI S. LITNA UTAMI BR SURBAKTI NISA ALFAYANA PUTRI AQILLA MAHRANI CINDY THERESIA MANULLANG DEBORA MANALU SANIA MICALANY BR.SURBAKTI PUTRI ADITIYA GITA PUSPITA SARI MARHAMAH BALQIS RITONGA TAMIA SIMATUPANG AGUNG RIZKI PRATAMA SARI RAMADANI NASUTION SEKAR APRIYANTI LAILA RAHMAH NOVA ANGGRIANI NAIBAHO HIZKIA KIKI SIHOMBING NITA PUTRI PANGIHUTAN SIHITE DEWI HAIZAH SAMOSIR KAUTSAR PANDAPOTAN HARAHAP HERMALIANA NUR AFNI RIZQON JADIDAH PERANGIN ANGIN MONICA TRI LESTARI PUTRI TOGATOROP ANGGI PERMATA SARI ALVINA ALYA RAMADANI ANNISA IRFIYANTI SINAGA FITRI NATASYA ZAFIRA AQILA ASA SITI HIDAYAH SATRIO HALAWA ELSA DITIYA OMPUSUNGGU NOVITA MEI SANDI SARAGIH CINDY PRATIWI MICHAEL HENDRO TUA SIAHAAN SILVIA SARTIKA BR GINTING RISDA OKTAVIANI SIAHAAN NURLIA SIHOMBING ANJANI HUTAGALUNG AISAH NAZELAH RAHEL HUTAGALUNG INDAH AMALIYAH SIREGAR IBNU SETIAWAN WIDYA AMANDA ASITA SALSABILA ADE PRITA PUTRI MARPAUNG LENNY SAFITRI SIRAIT ERMALINDA OCTAVIANA SIMARMATA EVI JUWITA TAMPUBOLON FITHRI HAYATI INFARADA JESIKA MERDISINTA SIHOMBING FIRDA NAFIRA RAMADHANI VINOLA AURA FATRICIA WAHYU PARHITEAN BUTAR-BUTAR DIANSON SAHATMA MAHARAJA YESIKA LOREN SIDABALOK SITI AMINAH TRY PUTRI RITONGA EBEN EZER GULTOM ASMA ULKHOIRIAH PULUNGAN MIA MELISA BR GINTING MITA OKTAVI NUR SYUHAILA NADIA ANIL IZZAH FRISKA HARAHAP MEILANI SARI LAWOLO CHRISTI AMELIANA PURBA AMALIA EHARFA ADLINA ELNI ASTUTI HUTASOIT NURUL FADILA CINDY HULZANNAH DAMANIK PUTRI NABILAH SIAHAAN IRFAN SYAHPUTRA JANUARTIKA MANURUNG WIWID FAHREZA MUHAMMAD BIMA SAKTI ANATASHA ANDINI WINDA FITRIANI SUWANTI TAMBA EKA WIDAWATI MANALU JULIUS SINAGA FALAH SABILA WINDA ANGGRAINI TARIGAN SAUDUR NAINGGOLAN MEGA MELINDA INRI MARANATA GULTOM NURHAYATI GULO SYAFIQAH PUTRI NABILA BINTI HAMDAN NADA ANGGRAINI BATUBARA PUTRI MONICA GRACIELA SIAHAAN KRISTINA SITUMORANG YUNI SIREGAR LUSNI MELIANA MALAU RENI GLORY SITUMORANG HETI FADILAH RUTIAH DESTRIANA SITINJAK ARIANTI FRANSISKA BR TINDAON ERNESTINE TAMBUN SARIBU AJENG TRI HANDAYANI CHYNTIA LASMAULI PASARIBU ADITYA DWINOVA SINAGA FHAZIZAH DEWI PANE NADIA TAMPUBOLON ADINDA MUTIARAHMA SIREGAR LORENTINA MANIK ISRA AISYAH SIREGAR INDRIANI LUMBANTORUAN FRETTY IDA BASANIA MALAU PEBRI STEPANI BR TARIGAN THERESYA BR KEMBAREN BELLA APRIANI BRYAN FERNANDO TURNIP SORAYA NATAMA HARAHAP DITA MANOTA SIAGIAN DAVID DAOGLAUS PAKPAHAN NATASYA DITA ARDANA PUTRI SADARIA SIMANGUNSONG AGAPE KARTINA HUTABARAT ARIN RENATA SITINJAK AMANDA AGUSTINA LUBIS M. FAIZ HARRIDHI MANIK HYSSA SIHOTANG FATHIYA UMRI DIAN RANI EMELIA TAMBUNAN RUTH NATALI ZEPANYA VALENTINA MANALU TEGUH ANGGINTA RIZKI HARIANDI ELFIAN Z. LUBIS YOSEPHINE EDWINA MASYTOH RANGKUTI

PENDIDIKAN TATA BOGA 120112050030 AKLUL MUHARI 120121030304 ISABELLA LUMBANSIANTAR 120121051012 MISI INRIANI PURBA 120121051403 AKMALIA PUTRI 120121091240 WINDA HERTATI CRISTINA PARDEDE 120121110217 MARIA MAGDALENA PASARIBU 120121111627 DOLI MARITO SIHOTANG 120121130103 AYU PUSPITA SARI 120121150170 FIRZA INDRIANI 120121150438 DEBORA GRESSIA BR BARUS 120121151132 SHINTA SULISTIA ADILA 120121190604 YOVANY HARY KARTINI SEMBIRING 120121190625 TIARA SESSA ZAGITA HUTAURUK 120121230459 NAJWA AMELIA 120121231152 VERA SRI NISKA LAHAGU 120121231544 AUSTIN HARLIE 120121231595 ALMIA DINI IFTINA 120121250479 HARIANTO SAMUDRA SIANIPAR 120121350789 DIAN YUDAMA 120121370329 IYUS FRANSISKA APRILLYA BR. MANULLANG 120121390162 EMIYA MARGARETHA SABRIANA BR TARIGAN 120121390643 RAIHAN PUTRI 120122010180 FATHIA YOLANDA 120122010450 TEGAR YUS HERIYANTO 120122030019 ESTER CITRA SINAGA 120122030338 LUTFIAH MUGNI HARAHAP 120122030956 NURUL FADHILLAH SARIE 120122050152 SERI RIZKY 120122050805 CINDY AZLIA REZMADANI HASIBUAN 120122050948 NAYLA ADIBA MATONDANG 120122050963 TAMBAR SWITA 120122110163 MILA ROSA SARAGIH 120122110517 MARIA CAROLITA 120122110666 ANGGI RATULANGI 120122170699 HILAL ARIF RIFQI PULUNGAN 120122190450 TRIA MAYANJANI 120122190676 DWI AMBAR RAHAYU 120122230285 ZAQIYAH SASKIA 120122230348 ANANDITA PUTRI AULIA 120122230539 JUAN RICKY MANURUNG 120131010035 NADISA NURUL PUTRI 120131030646 GUSWITA YENTI 120131050296 FADHIA AZZAHRA YUDA 120131150570 RENDRA KURNIAWAN 120131230512 ATTIYAH SALSABILAH PUTRI 120133550204 MICHELLE DEBORA AK SEMBIRING MILALA 120141090095 SYAFINA FAZAHRA 120141110486 VIVI KURNIA 120141190363 MUHAMMAD RAFFY AKBAR 120142110214 CINDI MULYANI 120143210093 PUTRI WAHYUNI 120542290052 HANIFAH AGY MEILINA PENDIDIKAN TATA RIAS 120111050428 PUJA OCTA TIRMIARA HETO 120121050254 MEIRANI TONDANG 120121050715 REKA RINA BR BANGUN 120121071282 DEVI SYAHFITRI 120121090604 AISYAH DWI RIANI LUBIS 120121091376 NURMEI ROSA NAPITUPULU 120121130161 MEYVA ENDGELINA S. 120121150365 SILVIA LATINOVA SIMAMORA 120121150418 TARISA SAFIRA L 120121151221 ARTHA ANGGITA SIAHAAN 120121171637 DILVANI AGNESTA BR GINTING 120121191497 EXAUDIA SADOLSA SIJABAT 120121230099 RISMA TIARA ANGGRAYNI BR. BRAHMANA 120121231638 RACHEL CANTIKA MARTAULIZA 120121231672 ALFI SUSANTI 120121250520 PUTRI ROSTA IRENA BR SURBAKTI

120121250561 120121270471 120121271703 120121290518 120121291602 120121370362 120122010425 120122010782 120122010924 120122030117 120122030170 120122030320 120122030582 120122050228 120122090037 120122090553 120122090678 120122110267 120122110292 120122130547 120122150331 120122150561 120122170195 120122170219

SITI AISYAH NADIA SINDY PREETY SILAEN NABILATUL AULIA SITOHANG ALMIRA IBBRENA SERITA BENNI MANIHURUK ANGGI SEPTIANI NASUTION ELISABETH CATHERINE BANJARNAHOR NABILAH MAULIDIYAH SEPTIA FITRI INDRIANI CHIQUITA UZLAH RHAMADINA ANGKAT ENJELINA HUTAGAOL FRISTKA SRI H. TURNIP HANDAYANI SARAGI SARI NAAFILAH NASUTION NUR ISTIQLALIA NILA ANGELINA MEGA KUSUMA HUTAURUK YUNI MARGARETTHA REGITA REHAN AULIA VANYA PUTRI ANGELINA TAMPUBOLON SEKAR AYU RAMADHANI MEILIA SANITIO DELA NATALIA PURBA RANI SINAGA SARMA SITOMPUL

PENDIDIKAN ANTROPOLOGI 120121011411 CINTHYA MARGRACE HUTASOIT 120121030395 CINDY CENORA SIPAYUNG 120121030399 ANALSYA MARESYA 120121030789 JUITA ANRIANI SIMAREMARE 120121050373 DEWI SINTA FANI BR. SITEPU 120121051432 DAHLIA RATNA SARI BR BUTAR-BUTAR 120121091715 RAJA DAVID SIHOMBING 120121110052 RIAN CHANDRA ARDIANSYAH 120121131428 HANNA ALYA SIREGAR 120121150221 LEDYA KRISTINA SITUMORANG 120121150520 TERESIA ROLAS SINAGA 120121170079 BERLIANA N MANULLANG 120121170231 INTAN YESSI NATALIA BAKARA 120121170800 ICHA SITANGGANG 120121170841 ARTA SIMANULLANG 120121170972 WAHYUNI SINAGA 120121190211 LISBHET SAME LADY BR TARIGAN 120121190395 GRACE MEYLIN HUTAURUK 120121191659 HETTY SANTIKA BR GINTING 120121230890 KATRINA ANGELINA SIMAMORA 120121231111 KARTIKA SARAGIH GARINGGING 120121250487 MULFI BUDIMAN NASUTION 120121271204 INDRA BENNY SIMAMORA 120121290073 TIARA AQILAH 120121290299 MAGDALENA NW MANALU 120121290433 TSARY ULFAH SIREGAR 120121290864 SAINA BR GINTING 120121291643 ERINO NAINGGOLAN 120121350136 RACHEL LINX NAOMI BADIA PURBA 120121351360 M. ADITIYA KURNIAWAN 120121351451 YAMA RANITA 120121351671 TRI NITA ELISABETH SIMANJUNTAK 120121370295 VANISHA ADILA 120121371329 DESVITA SYAHFITRI 120121371463 RIO BRELLY PASARIBU 120121390514 HERLINA DUMA ASMI SITUMORANG 120121430460 OKTAVIA MILLENIA MANURUNG 120121430855 TIARMAIDA WATI MANIK 120122010362 PATAS ABED NEGO SIMANGUNSONG 120122010966 YOVANA JULIETTA 120122030085 JAKA SEJATI 120122030263 LANDINA OKTA TRIA SIGALINGGING 120122030498 AYU ADISTYA 120122050559 NABILA SAFIRA 120122050845 TIANAMORA KARTIKA SIDAURUK 120122070006 ANNISA GITA AQILA 120122070046 HAFIZ UTOMO PUTRA MAWARDI 120122090032 SAMUEL FERNANDEZ PUTRA HUTAHAEAN 120122090050 MERIALDA F. SINAGA 120122090079 PATRICIA REBECCA MANURUNG 120122090509 AYU ASHARI SIBARANI 120122090886 MUHAMMAD RICKY PRATAMA 120122091003 YOSIE MUTIARA SIAHAAN 120122110233 DIMAS ERLANGGA 120122110394 DIAN PERTIWI 120122110813 MUTIARA PUTRI SUKMA 120122130024 CHANDRA LESMAN BUTAR BUTAR 120122130673 SRI YUNITA SITUMORANG 120122150076 PATRECIA AGNESIYA HUTAJULU 120122150387 REKA LOISAH HUTASOIT 120122170650 FRY ALICYA KRISYE PANJAITAN 120122171023 MEIRA STEFANI VANESHA SIMBOLON 120122190050 VERAWATI SINAGA 120122190089 ASRI ELFRIDA MARPAUNG 120122190176 NUR AISYAH NST 120122190240 WINDY ALDIYAH 120122190724 ARYA GINTING 120122190806 AMELIA MAHARANI 120122210469 IBO PRENLY TURNIP 120122210783 YUSRI SAJIDAH FATIMAH PASARIBU 120122230280 AFLAHHUL USYROH 120122230391 ESRA ZEIN ELISYA SIRAIT 120122230580 ALWY SYAHRI HASIBUAN 120122230685 BERNANDA TANJUNG 120122230697 DEVI DAMAYANTI BR SINAGA 120122230740 DWI YANTI S SIHOMBING 120122230861 FARIZI ERLANGGA 120122230878 LILIS DAHLIA PASARIBU 120122250572 SITI NURHASANAH 120122250951 SRI WAHYUNI SIREGAR 120131070432 C. KEZIA MEILANI PASARIBU 120142150791 DENY ILHAM 120323090179 YOLLA TARA JUNITA 120323130890 PANDE AMAN LUBIS PEND. GURU PENDIDIKAN ANAK USIA DINI 120114210089 SICHA CAHYA FITRI 120121010220 ALYESKA AZRINA PURBA 120121010360 TRI FUJI LESTARI 120121030059 YOLANA ELFRIDA SINAGA 120121030783 HERLINA DEBORAH VICTORIA 120121050327 EVI LYENTA KANANI BR TARIGAN 120121050996 NONI ELVINA PURBA 120121051094 YULI AFLAL AFIFAH HARAHAP 120121051442 RAHMADIAH FIDIYA ANSANI 120121071647 JOGITO SITORUS 120121071669 PUSPA SARI HSB 120121090269 SINDI SILFIYA 120121090836 REZA REVINKA BR MILALA 120121091140 SHERLY HELENA SIMANJUNTAK 120121091515 CLARA AGUSTINA BR. SIREGAR 120121091725 AISYAH ADWINA 120121130269 RIBKA JULIANTA BR SINURAYA 120121130409 RUTH TRYA YOGI MANIK 120121130666 REGITA SERINA BR GINTING 120121131558 ANNISA CAHYATI 120121150607 HOTPRIANA DESNA UWARI SIPAYUNG 120121151139 RAHEL HAGAINA BR GINTING 120121170026 ARYUNDA KRISTIN NATALIA BR. TARIGAN 120121170182 ELISABETH FRANSISCA YOHANA SIMAMORA 120121170826 ANISA ADELIA RITONGA 120121171590 DESNA INDRIYANI BR SEMBIRING 120121190083 HENNI ANASTASIA SIHOMBING 120121190617 DEVINA LUMBAN TOBING 120121190901 ANNISA WILDA 120121190952 AMELIA MARDANI BR PANE 120121191676 CHALSABILLA GUSTY S. SILALAHI 120121210034 DWITA SETYANING PUTRI 120121230002 BULAN HERIYANI HUTAGALUNG 120121230284 DINDA ANGGRENI SIREGAR 120121230679 FITRI RIZKY 120121230731 DINI NATALIA BR SEMBIRING 120121231582 MEI SYARAH SIREGAR 120121250152 DESSY .M. SIMBOLON 120121271549 ADZRO AQILAH FAIZA 120121290502 FILDZAH RASYIQAH KHAIRIAN 120121290525 ZULFA ZACHRI W 120121291363 MAHATHIR MUHAMMAD LAIA 120121291568 ZULFA THURSINA 120121310800 ERSINDI RISMAWARNI SARAGIH 120121311211 SRI YOLANDA 120121350670 RINI IMELDA 120121351400 NAOMI GRACELA SIMAMORA 120121370425 CINDY JULIA 120121410462 LEONI DAME BUTARBUTAR 120121430969 MAULIDANI RIZKI 120122010158 RISKA SEPTIKA TARIGAN 120122010215 SAMUEL FAUJI SITOHANG 120122010455 YOLA IQNASIA SILALAHI 120122030005 MISKA HAYATI 120122030405 UMI HERLIAN BR SITEPU 120122030457 MEILANA GINTING 120122030643 YESIKA T. SIHOMBING 120122030667 AMELIA PUTRI 120122050064 SONIA MARGARETHA BR DAMANIK 120122050066 CHAROL FIONI RAMADANSYA 120122050742 CORRY C.T.R PASARIBU 120122051039 PRISKILA GITA FANY RAJAGUKGUK 120122070082 ELA STEVANI MARTAULI MANALU 120122070940 YOHANA SIMANGUNSONG 120122070994 RIKA APRIANI HUTABARAT 120122090419 DEA SULISTIANA 120122090576 AYULI PERMATA P. SIMARMATA 120122090975 BERNANDA SINAGA 120122090994 ARINI DEVIASITA MUHAM 120122110086 TRY AYUNDA TASYA 120122110234 PATRICIA RONAULI NAINGGOLAN 120122110456 ASIDO THERESIA SIHITE 120122150045 FITRIANI RAHMAWATI 120122150096 ANGEL BR. SARAAN 120122150113 REGINA PUTRI 120122150139 RISKA HUMAIYA 120122150259 RIZKYAH LATIFAH 120122170472 WAFIQ AZIZAH 120122170537 CHINDY FEBIOLA SITIO 120122170758 KHAIRATUNNISA RAMBE 120122190232 MAMAY BELLAGINTA BR SEMBIRING 120122190244 NADYA WULANDARI 120122190349 TASYA DITAUHLIA NASUTION 120122190456 INDAH MUTIARA HERAWATI 120122190530 SYAHLUM PUTRI PRATIWI 120122190835 RISKA YULIANA SIREGAR 120122190941 SELLY NATASYA SILABAN 120122210071 AGNES JULENA SARAGIH 120122210185 EUNIKE GRACE O. TAMBA 120122210354 MASDIANA SITANGGANG 120122210380 JESSICA VALENTINA BERLIANA 120122210536 TIMO R. SINAGA 120122210562 SISKA PRISKILLA KABAN 120122210992 SHALSA DILLA ANANDA SITANGGANG 120122230214 JUNITA MAISARAH PULUNGAN 120122230232 BASHA GRATIA SIMARMATA 120122230504 MUNI SHARA SIREGAR 120122230677 ANDRIYANI FRANSISCA BR.SILAEN 120122250096 RANTI JELITA WATE 120122250121 SITI NURHAFIZAH PENDIDIKAN BIMBINGAN DAN KONSELING 120112090251 RIZKA RAIYANA 120114070012 KAMILA HUWAIDA 120121010124 ARTA RONAULI NAINGGOLAN 120121010144 AYUMI WARNELIZA 120121011549 RIA JELITA KURNIATI PURBA 120121030001 MELVA TRIANA SEMBIRING 120121030600 AUDY FAIZA RAHMAINI 120121050821 ANDI NOFER CHRESNA P. SINURAT 120121051419 ADINDA ANNISA LUTHFIYAH 120121070197 REGINA MARENATA KETAREN 120121070610 DYNA RYANAWATI MARPAUNG 120121071522 ANNISA SARAH TAMBUNAN 120121090165 TASYA SASTIRA HARAHAP 120121090588 SARAH NOPERTA RAHEL PURBA 120121091241 GRACEYA ERSITA SITEPU 120121091518 HANNIA YOHANA NAINGGOLAN 120121110559 KARIMATUL IZZAH DINA 120121110882 SITI MARIYANI 120121110909 INDAH ISNADA NABABAN 120121111560 SITI ANANDA PUTRI AMINI 120121130618 FARADILLA RIFLIN 120121130770 ZHAFIRA ASSYAFITRI LUBIS 120121131170 ANGELIN YOSEPHINE GRATIA TAMPUBOLON 120121131511 FADILLAH PANGGABEAN 120121150475 ADE FITRAH ATMINATI SIREGAR 120121151292 VANYA NABILA 120121151432 FADINDA AISYAH 120121151603 ARLANDA PERANGIN - ANGIN 120121170526 NADRAH NADIRA NASUTION 120121170588 SONIA MARGARETTA SILALAHI 120121171301 NADYA YUSRINDA AZARIN 120121190626 MELUR AULIA 120121191089 BELA ROSA OKTAVIA LUMBANRAJA 120121210871 SELVI 120121210992 LILI PUSPITA SARI 120121230966 RIZKY AMANDA PUTRI 120121250607 DITA ANGGI DAMANIK 120121251186 RIDHA KHAIRUNNISA 120121251312 YUDA BINTANG ADIAN SIAHAAN 120121271435 NATALIE GULTOM 120121271555 DESI RISKA NAPITUPULU 120121290405 NURANISA FISKA 120121330826 M. RAFLI 120121331682 TALITHA NABILA

120121350400 120121350647 120121351287 120121351551 120121370142 120121371425 120121371529 120121390066 120121450242 120121450335 120121450358 120122010446 120122010557 120122010759 120122010902 120122030109 120122030142 120122030291 120122050453 120122050757 120122050783 120122070293 120122070341 120122070823 120122070948 120122090071 120122090208 120122090579 120122090951 120122110277 120122110886 120122130508 120122130584 120122130722 120122150629 120122170193 120122170260 120122170428 120122210066 120122210537 120122230072 120122230433 120122230773 120131030872 120131130812 120133490283 120341030554

ANDRE KRISTOPEL HARIANJA SUKMA AZZAHRA MAHA EKA ROVANITA BR BOANG MANALU MARIO JEFRI REJA SIALLAGAN THESSALONIKA SIREGAR HIJAH IYANA BR SEMBIRING MELINDA CHIKA SABRINA SUNDAH SYAFHIA RIDANI BR GINTING SITI VEE NAYA SYIRILA HINDUN SUAIDAH DINI NASUTION MEYSITA BR. SITEPU SALSA ANITA AKLIMA CORAZON AQUINO SIANIPAR AMANDA PUTRI NASUTION SRI HANDAYANI NURUL KHOIRIYAH PANJAITAN SHAFINA MUTIARA DEWI ASMON ANGGELLINA GIOVANI ARITONANG SAHDILA PUTRI DESI FRANSISKA SIHALOHO EKO PRATAMA SIPAYUNG RHEY BONARDO GULTOM WENY DWI ANGGRAINI NICHOLAY HARTAWAN GULTOM DAVID MAROJAHAN SITUMEANG PARDOMUAN B P SIAHAAN NADIYAH SAKINAH NANDA ANDYTA PATTIWAEL EGA AMANDA DWISUKMA WAHYUNI SAHARA MONALISA OKTAVIONA E. SITANGGANG SUCI RAMANDA RAIHAN AYU NUR RIZKI AGITHA NATALEE SITANGGANG MUSHIR ZRIASKA KHAIRUL MARTIN DANIEL SARAGIH NISRINA ATHIRAH LUBIS NOVA PATARIA HUTABARAT M. RYAN RAMADHAN NABILAH SHAKILA ZAHRA NOVITA RIZKI L SIANTURI CORI NABILA SEMBIRING SANTA MONICA BR. SITEPU CHRISTIN TAMBUNAN YONA EVRILIA SITEPU SETIA MARIOTANDEAN

PENDIDIKAN AKUNTANSI 120121051219 CUT ANISA RAHMADIANI 120121051557 SITI AISYAH NURFAIZA 120121090131 MARETTA WARTA MANALU 120121090933 NURIKA BANOWATI 120121110387 HASTY AUDREY MARGARETH BUTARBUTAR 120121110584 PASKAH RIA APRIL YANTI HALAWA 120121110994 MONICA VERAWATI SIRAIT 120121111260 ANNISA ADHITHYA ANANDA 120121111687 GILBERT EXAUDI HUTAURUK 120121130570 REVYCHA SINURAYA 120121131724 MARSHANDA CRISTINA SARI MALAU 120121170684 YOLANDA PANGGABEAN 120121231498 NIKEN BUTAR-BUTAR 120121270219 RIZKI HIDAYAT 120121270531 ANGELICA ANASTASIA LUMBAN TOBING 120121290015 MICHAEL LAWRANCE PARDEDE 120121290239 REFLINA ASTUTI PURBA 120121290600 XARINA MARGARETTA SIHITE 120121290608 DEVIANI ANASTASIA BR TARIGAN 120121310835 RYAN SAMUEL SIAHAAN 120121330018 EUNIKE ALFRISA NAPITUPULU 120121330065 HAFIZAH TITA AULIA 120121331570 CITRA YOHANA HUTABARAT 120121350481 SULASTRI ANGGUN SRI AYU NINGSIH SITIO 120121350715 WIDYA TIARA ANJELINA 120121351251 NURUL ISRA ARTARI 120121370782 EGI OKTARI SUKATENDEL 120121370826 WINNI RAHMAYANI BR DEPARI 120121371112 ARIEF FATHURRAHMAN 120121410301 RIZKI NURHIDAYAH 120121410749 WULAN RAMADANIA 120122010022 NADYA NURAZLINA 120122010868 MUTIARA AZZAHRA 120122011045 RAMA DANI SILABAN 120122030455 CICIH KURNIA WATI TONDANG 120122050540 SEVIA NAFISAH 120122050859 ANGGI FITRIA RIZKIANI 120122070030 SARAH DARMAWANTI RITONGA 120122110857 MUHAMMAD IQBAL AGUM PRABOWO 120122130550 FENCEN HALIM SIMBOLON 120122150332 IMANUEL SAPUTRA HASIBUAN 120122150690 CHEILINT CLAUDINA SIALLAGAN 120122190475 PUTRI NURUL DAMAYANTI 120122210872 DWI NUR INDAH SARI 120122210932 PUTRI GLORYA TAMBUNAN 120122230712 HUIDA E. BATUBARA 120122250095 NOVIA INGGIT KARTIKA 120151150119 AKHNI DELIANA S 120151290199 MAISSY KURNIATI SIMORANGKIR 120323270990 JOSHUA OKTAVIANUS 120331490012 ELSA MAWARNI PENDIDIKAN ADMINISTRASI PERKANTORAN 120111250316 M. FUAD ZAKI 120114030071 SOFIAH NASUTION 120121011529 YULIATI RAHMAH 120121090264 AGNES ANASTACIA HUTAGALUNG 120121110992 ANISYAH DWI RAHMI 120121130055 WITA MELIANA BR GINTING 120121130156 YOHANNES PARULIAN GULTOM 120121130861 RIO FERNANDA KOTO 120121131138 DEVITA NABABAN 120121150479 HANDI FARISKI 120121151496 JESSICA AMELIA SIMANGUNSONG 120121230177 SITI HARA MANALU 120121230814 ZAIDAN IRFAN SIREGAR 120121230986 M. IQBAL MANGKULUHUR 120121231070 PUTRI PATRICIA SHALSA 120121231376 ALBERT AGUNG MATONDANG 120121250214 ENGGY AYU PUSPITASARI 120121291411 ALYA NAJAH ZULINDA 120121310145 DEBORA. P.V. SIMAMORA 120121310424 KARINA SRI ULINA BR KELIAT 120121310744 SHINTIA HR SIMANJUNTAK 120121330811 ASKAR PRATAMA NDRURU 120121370757 PUTRI SHANDRA NAPITUPULU 120121390627 ELISABETH MANIK 120121431080 SILVIRA FAJAR YANTI 120122010815 ANISA UTAMI 120122050253 NIKMAH ABIDAH TELAUMBANUA 120122070879 JIRA REZITA YANTI 120122090280 DANIEL SITUMORANG 120122090802 FEBY CAHAYA HASIBUAN 120122090862 RITA DIALUSI GULTOM 120122130042 RIDOY FERARY SITANGGANG 120122130746 MARISKA ANGGRAINI ACHMAD 120122150335 SALESVERA ZILIWU 120122150732 RIZKI RAMADHAN 120122190278 MITA ROSALINA SITUMORANG 120122190519 ADE SRIWANDA OLIVIA HUTABARAT 120122210272 SALSABILA 120122230002 DITA AGUSTIYA LUBIS 120122230304 MAYA SARI SIDAURUK 120122230390 FADIA ADINDA UTAMI 120122230537 SHEZA AZIZIRA 120122230565 ABBEL FEBRIOLA 120122230843 LESTARI SILITONGA 120122230879 NURSITI MASYITAH A JUPRI 120122250017 ULQI NURHUSNA 120122250269 IRMA OKTAVIA HUTAHAEAN 120122270119 SHEREN GABRIELLA NAIBAHO 120122270236 WILDA LUCIANA HUTAPEA 120133530224 AVRYLIA TEFANY LUMBANTORUAN 120142550086 RIZKA FAUZAH EVANDI 120341071503 FITRI HANDAYANI PASARIBU PENDIDIKAN BISNIS 120121011710 APRIYANDO MANALU 120121030341 LOLA ASYARI 120121070420 RIBKA PRISKILA SITUMORANG 120121090043 YOLANDA JELITA SARAH MATONDANG 120121090708 INTAN THERESIA BR TAMBUNAN 120121090833 ADITYA ANANDA 120121151465 SAKILAH NASUTION 120121171075 YUNI CAHYANANDA SIMARMATA 120121171184 YASMIN NAURAH SIRAIT 120121191188 RIKA AGUSTIANA PUTRI SIREGAR 120121210265 SITA DEVI 120121231471 RIZKA PUTRIANA 120121250384 KATHRYN RIAMA HAYWARD SIHOMBING 120121270321 YOLANDA SELVIA BR PASARIBU 120121290702 CANTY RISA ARNAR 120121290960 YACOBUS HUTABARAT 120121291175 SRI ULINA LUMBAN GAOL 120121311313 PARULIAN SIMAMORA 120121331140 SUPRITO SIMAMORA 120121350204 GUSVANELI GULTOM 120121351111 TANTI MORIA NAPITUPULU 120121370239 NIA LORENZA SIHITE 120121370348 DULLES FRANS RACHMAN SILABAN 120121390704 GAMALIEL NICOLAS SUKATENDEL 120121410174 DIONESYA YUPIKA SINULINGGA 120122010077 JUMAH ELISA STEFANY SILITONGA 120122030726 LITA JELITA 120122030794 AMIRAH NABILA SAKINAH 120122050329 AMELIA 120122050677 RIZKY MARGANDA SIAHAAN 120122070220 ERIKA AMANDA PUTRI 120122070373 CINDI ATIKA SARI SITUMORANG 120122090849 MAYMUNAH 120122090939 MUHAMMAD AKHIR 120122130352 AHMAD KAHFI 120122130811 INESA ROSARI LUMBANTOBING 120122170091 IKA MEGA PRAMESWARI 120122170484 DESY KRISTIANI SILAEN 120122170850 TRI SARA SIJABAT 120122170882 EPRIANI SITOHANG 120122210561 RIKKY F. MANALU 120122230403 CHRISTINA BANUAREAH 120122230459 SANNI MARTINA PAKPAHAN 120122250082 USWATUN HASANA RISTA 120122250858 YUNEVA SABITA BR GINTING 120131090462 MUHAMMAD SYAHRIAL WAHYUDI 120131110488 TASYA DUMARIA NOVIANTI 120131110600 MILA KARMILA 120131230011 WULAN NATASHA BR SIMANJUNTAK 120142030533 DEZOLA HENDRI 120151210172 DONI SETIAWAN PENDIDIKAN SENI TARI 120121011473 ENDANG IDAYANTI TELAMBANUA 120121030149 DWI SAHNIA 120121050701 ESTER NATALIA SIMANJUNTAK 120121110967 TRI WULANDARI 120121130158 SURYANI MANURUNG 120121131078 LIZA MAYSURI 120121150246 DINA AFRIYANTI PANGGABEAN 120121170098 DEVANDA FEBYANA SIREGAR 120121191234 DESRI SITINJAK 120121250256 DIDRA AMIRA PUTRI 120121251229 AZKYA ZAHRA 120121270591 ASRI THERESIA SINAGA 120121311265 NOVA SELVIA 120121330838 MUTIARA LESTARI BR TARIGAN 120121350047 AMELIA PITRI 120121350193 GLORY NASRANI BR KARO 120121370218 BUNGA ASELA FENIKA YOLANDA 120121450099 PETRA SIMANJUNTAK 120122010015 STANLEY SAROFANOTONA MENDROFA 120122010763 RAUDATUL HUSNA 120122010973 NURUL USNAH 120122070405 MAY ROSALINDA AR. SIMANGUNSONG 120122090099 DEWI UNTARI BR. SIANTURI 120122090891 FERI IRWANSYAH 120122110575 UL MASYITHAH 120122130587 ELVINA DAMAYANTI HASIBUAN 120122130927 VIRLIZA SYAHWA PUTRI SOFIANDY 120122150227 SUFRIANTY SIMBOLON 120122150285 NURUL SYATIRA 120122150731 VANNY DONITA HASIBUAN 120122170401 DESTA VERONIKA WARUWU 120122170740 NATASYA KURNIAWAN 120122190600 NABILA KHAYATUN NUFUS 120122210712 ANISA UTAMI 120122210977 CAHAYA PUTRI HASIBUAN 120122230331 ARTI SUTRISKA SIALLAGAN 120122230556 PUTRI ELSHAD DAIANA TAMPUBOLON 120122250004 TESYA SANDRINA 120131130154 MUNA AZLINA 120323170755 DWI PUTRI HADAYANI GULO PENDIDIKAN SENI MUSIK 120121070913 RANI VALENTINA NAINGGOLAN 120121130736 WESLY ALFREDO BARUS 120121131478 DOHAR MARINTAN HABEAHAN 120121150264 NOVITA SARI 120121150408 HASANUL RAFIF HARAHAP 120121170720 YESI TRIPANA BR RUMAPEA 120121170785 VALENSIA AUDRY SINAGA

A7 120121170886 120121190418 120121190978 120121191259 120121230493 120121250187 120121271172 120121311378 120121330984 120121331498 120121351724 120121370257 120121370990 120121390460 120121410900 120121430747 120122030938 120122030993 120122050405 120122050414 120122070506 120122070721 120122110069 120122110103 120122110108 120122110131 120122110261 120122110589 120122130348 120122130381 120122130470 120122130482 120122150237 120122150533 120122150683 120122150726 120122150929 120122170150 120122170410 120122190520 120122190549 120122190734 120122210877 120122210983 120122230381 120122230625 120122250007 120122250273 120122250428 120122250855 120131010357 120131150316 120133010041

MARTHABES PETRUS TAMBUNAN JASTIN VAN BASTEN MANULLANG TASYA SABRINA SIMBOLON CINDY MARSHELA BR SEMBIRING KHAIRE TELAUMBANUA DANIEL RAJA NAMORA NASUTION HERI CHRISTIAN PERWIRA NEGARA PANGGABEAN NATANAEL YOBELINO SIREGAR REZKY YAHYA EVANGELIST DEVI ANITA HUTAGALUNG MENRA JOKY SIPAYUNG NATHANIA CHRISTINE MARPAUNG ANGELINA SIBURIAN THRESKIA CHRISTY NAHAMPUN TAMARISKA MEKA RIZKI IMMANUEL RAJA GUK GUK WALKI FRANSISKO TARIGAN ARIEL GOHANSA GIRSANG M. AWIKY IRDANA JEFRI SUSANTO H. PARLINDUNGAN S. HOTDI SARUDIN PURBA MUHAMMAD FATHAN BOANG MANALU JONRISKI MANURUNG HARAZAKI ASSIDIQ GEA RISKY AGUSTIAN SIREGAR IMAN BOY ULI SIHITE MICHAEL ALTER ROKY NABABAN TIARA BETANY GLORI PANGGABEAN JENNI SIMAMORA YOHANNA RUMIRIS NABABAN FIDELA WULAN MANURUNG OKTAVIANI MAHARAJA JULIETRI MURNI HIA GLEYDIA SIMANJUNTAK ANDRIANA PAULINA SIHITE ALEXANDER PURBA ERDIWAN FOORTAMA SARAGIH SABRINA SITANGGANG ANGELINA NATALIA SIMANJUNTAK EFRAIM GINTING ZULFIKAR HAJAR DAME OKTAFIA LINGGA NIKOLAS TEGUH ANANDA TARIGAN GALUH MUHAMMAD SUFI HIZKIA MEIMAN WARUWU JOHAN VAN DAME SARAGIH JODI ARMANSYAH FERNANDO ALEXANDER SINAGA GABRIELA MASTIARA SAMOSIR HEVI PERESI SINAMBELA MARCELINA PURBA CRISTINUS DANDI SITANGGANG RAJA FITRIAN NURKHALIQ

PENDIDIKAN TATA BUSANA 120111130353 NAULUL USKA 120112010205 WESY MAHREZEKY 120112030175 NUZRA 120114070032 NADIATUL KHAIRI 120114130029 PUTRI GEUBRINA RISKI 120121011244 DINA TRIA KHAIRINA 120121050218 RURI ALIFAH UTAMI 120121071441 TARISA ROMAITO HARAHAP 120121091080 NUR SHAFIA AINI 120121091235 ANGEL F. TAMPUBOLON 120121110373 LIVIA HAYA BR BANGUN 120121131434 NAJWA AMIRA MELIANDI 120121151004 AMANDA TRIYANTI 120121190773 SITI NUNGKY FATMALA 120121250340 FITRI KHAIRANI 120121251102 ESTI SUHARTINI 120121251555 WILDA AISYAH SIREGAR 120121291010 RISKA FADILLA BR. HARAHAP 120121310033 WINANDA NOVA APRILYA BR HUTASOIT 120121350272 ANNISA PUTRI SUWARNI 120121350360 EMI HEPITA NATALIA BR SITEPU 120121430215 ULFA KHAIRIYAH 120122010231 HANIYAH 120122010349 JESISKA ENJELIA PURBA 120122030279 NOVITA PUSPA ANGRAINI 120122030814 TIARA SITI AMANDA 120122050287 NURUL HAJIRAH 120122050531 FAHIMU FATHINA 120122050701 EMMI MARITO SIMBOLON 120122050802 RINI LESTARI 120122070351 RISKA ZAMILI 120122090725 SARI NATASYA SITUMORANG 120122090755 TIFANY SERAFIM SIDABUTAR 120122090984 KRISTINA SIHOMBING 120122150128 DESI APRILIA BR BARUS 120122150529 ABIDA KAMALIA 120122150861 RATIH SUMARTI 120122150974 AMANDA DWI SULIRA 120122190348 FADHILAH NURHASANAH SIREGAR 120122190468 SRIYANI 120122230255 DESY KARINA G.N UJUNG 120122230723 MARIANI HASIBUAN 120122230896 NOVA FITRI DAULAY 120131010048 YULIA RAMADANI 120131050196 EVI NOVIYANTI SIMANGUNSONG 120131190126 YUNITA LARASATI 120141090461 ASMA UL HUSNA 120143350193 RAMELIA AGUSRIA 120151310156 AGNES PATRYCIA Y. MANIK 120161170336 RAYANI FRANSISKA DAMANIK SENI PERTUNJUKAN 120121031267 ESTER INDAH KASIH NAPITUPULU 120121171404 TRI TUPA IMAN PURBA 120121270451 ANGGRENIA SINAGA 120121410224 YENI FRNSISKA PURBA 120121430629 RISMALA NOVA ANGELIA HUTAGAOL 120122010073 ROY IQBAL GULO 120122010082 EMME NINTA BR NAMOHAJI 120122030541 NAZMI HABIB ELDE HASIBUAN 120122030755 RAAFI HERU KHOIRUNNAS 120122070632 ZUHAIR AZKA 120122090015 MUHAMMAD RISKI 120122130296 UCI RAHMADHA PUTRI 120122130871 ANTONIUS MARIO HUTA GAOL 120122150707 JOHAN PARNO BANJARNAHOR 120122170468 FARHAN SYAHPUTRA 120122230912 KRISTA NAINGGOLAN 120122250948 RIZKY PANGESTU ILMU EKONOMI 120111090577 120121011176 120121011423 120121030867 120121071562 120121090403 120121091152 120121091711 120121130117 120121130873 120121150150 120121150984 120121151105 120121151321 120121151389 120121170329 120121191332 120121191601 120121230383 120121250323 120121270426 120121290533 120121290821 120121291435 120121310339 120121311389 120121350635 120121351490 120121351605 120121370260 120121370519 120121371222 120121450002 120121450132 120122010432 120122050850 120122050892 120122050995 120122070538 120122090342 120122090573 120122110649 120122130204 120122130536 120122130885 120122150626 120122150804 120122170481 120122170642 120122170904 120122171028 120122190417 120122191011 120122210430 120122210625 120122230240 120122230294 120122230407 120122230968 120131030880 120133510051

RIZKY FADLY NICO WILLIAM TONGGO PURBA HADDAD ALW I ENWANDA NIA MONIKA BR SINAGA NOPIA INDAH SARI SIMAMORA GRACE YOSIA AMBARITA JEREMI PUTRANTA TAMPUBOLON JOSUA SIMAMORA DIKI PURNOMO DERMAWATI SITANGGANG DESELAROSA IMMACULATA SIMANJUNTAK INDA SERFINA TARIGAN NOEL RAMOT DENVICO TAMBA NOVA NOVITA BR PARDEDE HWAN DANIEL DANANG MAULANA RAMADHAN DYAMAWANI TRINOVELIA PURBA LASTIARA AGMONARIA VERONICA MANIK DARWIN EROS PANDAPOTAN SINAGA CINTA MARITO SIMBOLON CUT ALIYYAH SHAFDANA MORA RITONGA ANGGI AULIA KARTIKA PRICILLA RIBKA CLEMEN BARA RUVUS TRI SOFIYANI ZEBUA HEKXAN A. XANICHAL SITOMPUL PUTRI WULAN ANJELINA WARUWU ROMAGIANO MACHARIO S. SEMBIRING YOGA ERGUNA SITEPU ROY KRISTANTO LUMBAN TOBING VENESIA DELILA ADEPRIA NAPITUPULU PASTRIONO LEONARDA MALAU LOLA ALVITA HASUGIAN DWI RIZKY SIREGAR RICO RAMADHANU WIZYA VITA ANANDA JOSHUAFRANSESCOGEOVANNYHUTAGALUNG MUKHLIS AULIA PANGGABEAN RINIATI SIMANIHURUK ROHANA PANJAITAN NOVA KHAIRUNISA PUTRI LILY SYAFITRI BATUBARA RUTH SEPTARIA BR HUTAPEA BILLY SUGIANTA SURBAKTI ASHOFFI FADHILLAH HARAHAP WAHYUDI TEGUH ADRIANSYAH NADIYAH MAWADDAH RIFKA AQIILA NASUTION DATUK SAZLI DAFFA YUDHA ERZA TRIANA SIAHAAN FAUZAN ZUHRI SIAHAAN HOSIANA FEBBY YOLANDA PUTRI BR HUTASOIT YUNI SARI SIMANGUNSONG HANA EMA NUELA SINAGA ANDI SYAFPUTRA LUBIS AULIA NURFITRIANA NOBEL INDAH CLAWDYA ZEBUA INE FEBRIANTI SIREGAR KRISTIN YENITA PURBA ZENIFER FEBY BERLIANA MANURUNG

BISNIS DIGITAL 120112170020 TIARA ANDRA DEVI 120121011043 SANTA GRESELLA BR REGAR 120121011515 A‘ALIYAH ZAHRAN BA‘AYESH 120121011684 LIA DEBERSI BR DEPARI 120121070352 JONATHAN ANDREW 120121070430 WAHYUNI TAMBUNAN 120121071515 ERIKA DAFRINA SEMBIRING 120121091245 WIRA PRAYOGA 120121150168 RONI FRANS DAVID SIMBOLON 120121190725 ANDREAS FERNANDES SILABAN 120121231529 FADLY AZHAR 120121250952 AHMAD MAHALLI QOLYUBI RAMBE 120121270506 TETTY RANI NAIBAHO 120121271397 JOSEPH BONAR HASIHOLAN SIMANJUNTAK 120121330290 MUAMMAR ZAKY 120121370569 BEN CHRISTIAN 120121410282 KARTIKA BUDI AYUNINGTYAS 120122010930 CALVIN 120122030935 DEBORA CHRISTINE GIRSANG 120122070119 GRACIA LUBIS 120122070951 PUTRI SHAKIRAH RITONGA 120122090030 RIRIS DEVINA THERESIA SIHOTANG 120122090438 FITRI AULIA SIPAHUTAR 120122190019 AQILAH SHABRINA NASUTION 120122250140 JHONATHAN SIHALOHO 120131030179 FAKHRI HAFIZH 120131130558 FANNY MARGARETHA SILABAN 120131330590 BUDIMAN ELI PARULIAN SILITONGA 120133290014 SAMUEL MARTIN SIMANJUNTAK 120133490305 FATIMAH ZAHRA KEWIRAUSAHAAN 120121010230 ABERSON SIDEBANG 120121051282 SEKAR AYU DININGRUM 120121070683 TAMARA ALVIO DANA DAMANIK 120121070965 SITI ANNISA PUTRI 120121071473 RANI THERESIA MUNTHE 120121151491 ENJEL ZETTA R. NABABAN 120121171314 BOYKE HUTASOIT 120121171579 ARIES KURNIAWAN GEA 120121191368 KRISTIADY LUBIS 120121191732 AQILA DANISH LUBIS 120121210004 IOS BREMANA SINAGA 120121210778 HAMDAH NOOR HALIMATUSYAKDIA 120121230747 ROBBY ALVIDO SILAEN 120121270776 RUBY ALBINA SHAFA 120121291172 YOSIA ARIANTA PURBA 120121330965 MEISSI GEOVANNI PANDIANGAN 120121350941 REJEKI WANSON MANALU 120121371417 HERY WANDHANA GAJAH 120121390707 DESI DAMAYANTI 120122010255 DIZA PAZQUA AZZAHRA 120122030819 NURI CAHAYA NINGSIH 120122030960 THOHIRAH AL FAJRI DALIMUNTHE 120122050079 LEA ARERA BR. SIHOMBING 120122090204 ISHAK PRIYANTO 120122090545 MEI WIRA MATHILDA SIJABAT 120122110527 M.IBNU FATWA 120122110819 HALASAN RYU NOZAKY GULTOM 120122150496 MUHAMMAD AKBAR MAULANA 120122190371 NUR ABDILA DEBORA 120122210266 BUNGA MASRIATUN SIRAIT 120122230311 TIA ARIANTI SEMBIRING 120122230510 FERAWATI 120122230670 YUNDA KRISTIN SIHOMBING 120122250006 MUHAMMAD ROHIM ADAMHURI 120122250145 JOVIC WOWO SINAGA 120122250967 SIMON ERLANGGA HAMONANGAN SIHOMBING 120133570301 ADELINE FEDOROVA RAHMAN SIMALANGO


WASPADA

A8 Sport Center Sumut Ditarget Rampung 2023

Sabtu 15 Agustus 2020

MEDAN (Waspada): Gubernur Sumatera Utara, Edy Rahmayadi, resmi melakukan peletakan batu pertama (ground breaking) pembangunan kawasan Sport Center Sumut di Jl. Sultan Serdang, Desa Sena, Kec. Batang Kuis, Kab. Deliserdang, Jumat (14/8).

Reuters

PARA pemain RB Leipzig merayakan kemenangan atas Atletico Madrid pada laga perempatfinal Liga Champions di Estadio Jose Alvalade, Lisbon, Portugal, Jumat (14/8) dini hari WIB.

Simeone Tak Mau Cari Alasan JAKARTA (Waspada): Pelatih Atletico Madrid, Diego Simeone, tidak akan mencari-cari alasan setelah timnya tersingkir dari Liga Champions, sambil bersikeras bahwa para pemainnya telah memberikan segalanya tetapi RB Leipzig pantas memenangkan laga itu. Leipzig mengejutkan Atletico Madrid dengan kemenangan 2-1 di Lisbon pada Jumat (14/8) diri hari WIB, saat Tyler Adams mencetak gol kemenangan dan mengantarkan klub Jerman itu ke babak selanjutnya. Dani Olmo mencetak gol pembuka pada menit ke-50 sebelum Joao Felix menyeimbangkan skor untuk Atletico melalui titik putih menit ke-71. Tyler Adams menjadi pahlawan kemenangan Leipzig saat tendangannya mengenai bek Atletico sebelum masuk ke gawang yang dikawal Jan Oblak pada menit ke-88. Kemenangan ini membuat RB Leipzig melaju ke semifinal Liga Champions pertama mereka, dengan klub Jerman itu baru didirikan 11 tahun lalu. Meski kalah, Simeone memberikan ucapan selamat kepada Leipzig saat mereka akan menghadapi Paris SaintGermain di semifinal. “Kami memberikan semua yang kami miliki. Sulit bagi kami untuk memenangkan duel dan

mereka lebih cepat. Ini merupakan tahun yang panjang, dengan 60 hari libur. Kemudian ada tekanan kembali ke Liga Champions. Kami mendapatkan rehat satu pekan sebelum kembali berlatih,” ujar Simeone. “Kami belum bisa bermain seperti yang kami inginkan. Saya menyukai Leipzig. Mereka memiliki determinasi, antusiasme dan kesegaran yang hebat. Itu merugikan kami. Kami tidak ada alasan.” “Kami memberikan yang terbaik dan berhasil mencapai perempatfinal. Kami bermain dengan adil dan kami harus memberi selamat kepada lawan kami,” tutupnya. Setelah menumbangkan Atletico, tantangan berat menanti RB Leipzig di semifinal. Dkuad besutan Julian Nagelsmann sudah ditunggu Paris Saint-Germain (PSG) di empat besar. Meski begitu, penggawa Leipzig, Tyler Adams tidak ingin timnya gentar dengan nama besar lawan. Ia pun berharap Leipzig bisa memanfaatkan waktu yang ada untuk melakukan persiapan matang jelang menghadapi sang raksasa Prancis. PSG sendri lebih dulu lolos ke semifinal usai mengalahkan Atalanta dengan skor akhir 21. Melihat dari komposisi pe-

main, PSG jelas lebih diunggulkan pada pertemuan di babak semifinal nanti. Skuad Les Parisiens dihuni sejumlah nama bintang. Sebut saja Neymar Jr, Kylian Mbappe, Angel Di Maria, Mauro Icardi hingga bek senior Thiago Silva dipastikan siap tampil memperkuat timnya di laga semifinal nanti. “Kami benar-benar bersemangat. Kami tahu Paris adalah tim yang hebat, kami melihat apa yang mereka lakukan melawan Atalanta kemarin dan mereka memiliki pemain yang sangat bagus.,” ujar Adams, seperti dilansir dari laman resmi UEFA, Jumat (14/8). Pelatih RB Leipzig, Julian Nagelsmann, mengaku sangat puas dengan performa yang ditunjukkan anak-anak asuhannya. “Kami tak menciptakan banyak peluang di babak pertama namun kami bertahan dengan sangat baik. Anda tidak mendapatkan banyak peluang di sepertiga akhir melawan Atlético. Permainan ofensif kami menjadi pembeda hari ini,” ucap Nagelsmann. “Besok kami akan langsung fokus untuk mempersiapkan diri menghadapi PSG. Itu akan menjadi pertandingan sulit lainnya, tapi kami akan punya rencana,” tutupnya. (m18/uefa)

Aceh Timur Tetap Tuan Rumah Porseni IDI (Waspada): Bergantinya Pimpinan Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Agama Provinsi Aceh tidak mengubah lokasi tuan rumah Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) XVII/ 2021. “Tuan rumah Porseni XVII tahun depan tetap Aceh Timur. Kita tidak akan memindahkan ke lokasi lain,” ujar Kepala Kantor Wilayah Kemenag Provinsi Aceh, Tgk. H. Iqbal Muhammad MAg, Jumat (14/8). Dia mengaku sudah membahas teknis pelaksanaannya dengan Bupati Aceh Timur ketika melakukan kunjungan kerja dan silaturahim ke daerah itu, Rabu (12/8). “Alhamdulillah, dukungan

Pemkab Aceh Timur sangat tinggi terhadap Porseni yang akan bergulir di Aceh Timur. Muda-mudahan Porseni tahun depan lebih meriah,” kata H Iqbal. Tetapi, Porseni baru dapat dilangsungkan saat wabah Covid-19 sudah mereda, atau mendapat izin dari pejabat yang berwenang. “Kita doakan semoga pandemi ini cepat berlalu, sehingga aktivitas Porseni dan Kompetensi Siswa Madrasah (KSM) dapat dilangsungkan seperti biasanya,” sebutnya. Bupati Aceh Timur, H Hasballah HM Thaib SH, siap mendukung dan membantu pelaksanaan Porseni yang direnca-

nakan berlangsung di daerahnya. “Kita akan dukung dan bantu kegiatan kesiswaan Se-Aceh ini di Aceh Timur,” terangnya. Apalagi ribuan pelajar dari kabupaten/kota nantinya akan melihat berbagai potensi daerah itu. Tentunya para kontingen akan membeli berbagai buah tangan sebagai kenang-kenangan di saat kembali ke daerah asal. “Kita menginginkan daerah ini lebih maju dari kabupaten/ kota lain di Aceh. Begitu juga dengan ekonomi rakyat juga harus bangkit, sehingga apapun kegiatan provinsi dan nasional siap kita tampung pelaksanaannya,” sebut bupati yang akrab disapa Rocky itu. (b11/C)

Gubsu mengatakan pembangunan sport center sudah lama menjadi impian warga Sumut. Secara pribadi, Edy ingin mewujudkan impian ini sejak dirinya masih Sekolah Dasar (SD). Dikatakan Edy, untuk awal pembangunan sport center dimulai dari venue Stadion Utama Sepakbola berkapasitas 75 ribu penonton dengan menghabiskan anggaran Rp 1,8 triliun. Edy targetkan pembangunan Stadion Utama rampung dalam tempo 3 tahun atau Februari 2023. “Khusus Stadion Utama itu dperkirakan Februari 2023 selesai. Rumputnya aja lamanya nanti 9 bulan. Ada 36 venue khusus olahraga saja. Belum sarana-sarana lain seperti pariwisata, dan shopping center. Di sini tempat keramaian orang bukan saat olahraga saja,” katanya. Kemudian, lanjutnya, rumah sakit anggarannya 1,8 triliun juga. Ke depan ada 5 ribu room rumah Sakit Haji Mina internasional yang pembangunannya di mulai Maret 2021. Ada juga stadion akuatik berkapasitas 1.300 penonton dan stadion atletik 2.600 penonton. Gunsu menargetkan pembangunan kawasan sport center bisa rampung hingga akhir tahun 2023. “Sehingga bisa digunakan untuk pelaksanaan tuan rumah PON 2024. Setidaknya untuk kawasan sport center akan dibangun 36 venue olahraga. Total anggaran yang digunakan minimal mencapai Rp8,6 triliun. Anggaran berasal dari APBD, APBN, dan investor,” tambah Gubsu. “Saya mohon dukungannya dan bantuannya. Saya mohon

Waspada/Arianda Tanjung

GUBSU Edy Rahmayadi didampingi Forkopimdasu melakukan peletakan batu pertama pembangunan Sport Center Sumut di Jl. Sultan Serdang, Desa Sena, Kecamatan Batang Kuis, Kabupaten Deliserdang, Jumat (14/8). maaf kepada masyarakat yang sempat bertani di lahan ini. Saya berharap tidak perlu Kapolres, Kapolda, apalagi Pangdam turun tangan. Cukup pak kiai saja amankan ini. Ini (sport center) bukan untuk Edy, tapi untuk anak cucu kita semua,” tegasnya. Bupati Deliserdang, H Ashari Tambunan mengatakan Pemkab Deliserdang sangat menyambut baik pembangunan kawasan Sport Center Sumut yang terletak di Jl. Sultan Serdang, Desa Sena, Kec. Batang Kuis, Kabupaten Deliserdang. “Pembangunan ini pastinya akan mewujudkan cita-cita

Pempov Sumut untuk menjadikan Sumut Bermartabat. Karena memang ini peristiwa sejarah yang akan menjadi kenangan dan kebanggaan bagi masyarakat Sumut khususnya Deliserdang,” terangnya. Di sisi lain, kata Ashari, ini juga diharapkan akan bermanfaat bagi masyarakat khususnya di sekitar kawasan sport center. Terutama terkait pertumbuhan ekonomi masyarakat. “Sekali lagi atas nama Pemerintah Kabupaten Deliserdang saya ucapkan terima kasih karena Desa Sena, Kec. Batang Kuis, Kabupaten Deliserdang

dijadikan kawasan olahraga terpadu di Sumut,” katanya. Sebelumnya, Kadispora Sumut H Baharuddin Siagian menjelaskan jika kawasan Sport Center Sumut dibangun di atas lahan kurang lebih 300 hektar yang memiliki lokasi sangat strategis dekat dengan bandara udara internasional Kuala Namu, jalan tol Medan-Kuala Namu, Tebingtinggi, Jl. Sultan Serdang dan jalur kereta api. “Kawasan ini mengadopsi bentuk pohon kelapa sawit yang merupakan komoditas unggulan Sumut, serta mewujudkan identitas keanekaragaman

suku, budaya di Sumut diterapkan pada lanskap kawasan olahraga terpadu ini,” katanya. Turut hadir Kapoldasu Irjen Pol Martuani Sormin, Pangdam I/BB Mayjend TNI Irwansyah, dan unsur Forkopimdasu. Hadir juga Bupati Labura Kharuddin Syah Sitorus dan Bupati Batubara H Zahir. Kemudian unsur pengurus olahraga di antaranya Ketua KONI Sumut John Ismadi Lubis, Ketua NPC Sumut Alan Sastra Ginting, pengurus cabang olahraga, organisasi kepemudaan, tokoh agama, dan unsur organisasi masyarakat. (m33/a14)

Lomba Senam Kreasi Disporasu Sukses MEDAN (Waspada): Perlombaan Senam Kreasi Virtual digelar Dinas Pemuda dan Olahraga Sumatera Utara (Disporasu) berlangsung sukses pada 12-13 Agustus 2020. Lomba ini pun menghasilkan juara di tiga kategori nomor lomba. Untuk kategori putra, gelar juara diraih tim Bengkel Seni, juara II Copas Team, juara III FIK Unimed, juara IV Dance Crew Palas, juara V Kejora Dance, dan juara VI Gelora. Kategori putri, juara I Unimed, juara II Gesture Culture, juara III SMP 1 Tabir, juara IV Perwosi Siantar, juara V Zumer Pora, juara VI ASKI Siantar.

Honda Ajak 17 Agustusan Ala #Dirumahaja MEDAN (Waspada): Peringatan Hari pengguna media sosial dapat ikut Kemerdekaan ke-75 Republik Indonesia merayakan hari kemerdekaan dengan pada 17 Agustus 2020 terasa berbeda dari cara yang aman. Hanya dengan menyaksebelumnya. Sebab, tahun ini masyarakat sikan live Instagram (IG) @Indako_honmasih harus bergulat melawan pandemi dasumut, maka para follower berkesemCovid-19 dengan kewajiban mematuhi patan untuk adu cepat dalam menjawab protokol kesehataan. pertanyaan yang telah disediakan. Dimana Masyarakat wajib menggunakan pertanyaan yang diberikan berupa foto masker, rajin cuci tangan , dan menjaga ataupun video seputar kegiatan pejarak sosial. Keterbatasan gerak tersebut ringatan hari kemerdekaan RI sebelum menjadikan beragam lomba khas 17 masa pandemi. Agustusan yang biasa digelar menjadi Setiap pertanyaan yang dijawab hal yang sulit dilakukan. dengan cepat dan tepat nantinya akan Namun, hal tersebut bukan berarti mendapatkan marchendise menarik dari membuat kemeriahan perayaan HUT Honda, dan akan ikut dundi untuk mengke-75 RI menjadi sepi, karena masih ada ikuti babak selanjutnya dan berkesemide-ide kreatif yang dapat mewadahi para patan meraih hadiah utama berupa dan Waspada/ist anak muda untuk berkreasi. MEMANFAATKAN media sosial instagram puluhan hadiah menarik lainnya. Seperti halnya PT. Indako Trading Coy @Indako_hondasumut, Honda ciptakan Gunarko Hartoyo, Corporate and selaku main dealer Honda di wilayah keseruan melalui ajang bertajuk “Live Marketing Communication Manager PT. Sumatera Utara yang menciptakan per- Instagram @Indako_hondasumut Quiz Special Indako Trading Coy mengungkapkan, lombaan seru tepat di hari kemerdekaan, Kemerdekaan”. era new normal yang memberikan 17 Agustus 2020, pukul 11.00 WIB dengan keterbatasan aktivitas sosial semakin cara unik dan menarik tanpa berkerumun dan dapat dilakukan memacu krativitas Honda untuk tetap mengajak pecintanya jarak jauh. tetap menyemarakkan hari Kemerdekaan dengan penuh seMemanfaatkan media sosial instagram @Indako_hondasumut, mangat, karena meski dirumah aja tetap bisa. Honda hadir menciptakan keseruan tersendiri melalui ajang “NKRI adalah harga mati. Karenanya dengan Semangat Satu bertajuk “Live Instagram @Indako_hondasumut Quiz Special Hati, Honda mengajak seluruh generasi muda Tanah Air agar tetap Kemerdekaan” yang diyakini mampu menarik minat dan antusias cinta Indonesia dan semangat menjaga persatuan, walaupun berbedadari para pengguna jagad maya. beda tetap satu tujuan, karena perbedaanlah yang menjadikan kita Perlombaan ini tidak hanya menghadirkan keseruan, namun istimewa,” ujar Gunarko. (adv)

Kategori campuran, juara I Sanggar Ayu Dance, juara II Dancer Unimed, juara III Paluta, juara IV STOK Binaguna, juara V Sanggar Dance Crew, juara VI Gelora Team. Kadisporasu, H Baharuddin Siagian mengatakan lomba senam kreasi virtual ini untuk menindaklajuti program-program yang tertunda karena dampak pandemi Covid-19. “Semua program yang sudah terencana kita hentikan karena wabah Covid. Untuk mengisi kekosongan dalam hal menggelorakan olahraga, dinas yang saya pimpin menggelar event senam kreasi secara virtual dengan melibatkan kab/kota di Sumut,” ujar Baharuddin, Jumat (14/8). Dikatakan, dalam pelaksanaannya sejak awal dibuka pendaftaran hingga ditutup pada 10 Agustus, lalu berlanjut sistem penjurian dengan pola penilaian pada 12-13 Agustus, semua berjalan lancar dan mendapat sambutan positif kab/kota yang menurunkan tim terbaiknya. “Dengan kesuksesan yang diraih pada event perdana ini tidak salah jika tahun mendatang kita akan menindaklanjutinya

Waspada/Arianda Tanjung

PANITIA Pelaksana Senam Kreasi Virtual pose bersama juri usai pengumuman pemenang juara. dengan event-even berikutnya. Perlombaan ini sukses kita laksanakan dan kita harapkan tahun mendatang dapat kita gelar lagi baik secara virtual ataupun langsung. Artinya semua tergantung situasi dan kondisi,” katanya. Ketua Panitia, Ramdoni, menuturkan loba ini digelar untuk menindaklanjuti semangat

Menpora dalam menggairahkan olahraga di tengah pandemi Covid-19. “Pak Kadisporsu menindaklanjuti program Kemenpora dan sebagai pelaksana kami menyahutinya dengan memaksimalkan kegiatan termasuk melaksanakannya dengan pola protokoler Covid1-9. Alhamdullillah kegiatan sukses,” ujar

Ramdoni didampingi Kabid Pembudayaan Olahraga Rusli. Lanjut Ramdoni, bagi para juara dapat langsung mengambil hadiah ke Kantor Disporasu, Jl. William Iskandar (Pancing). “Bagi peserta luar daerah yang tampil sebagai juara dapat berkoordinasi dengan panitia pelaksana,” tambahnya. (m33)

Persiraja Terapkan Protokol Kesehatan Ketat BANDA ACEH (Waspada): Persiraja Banda Aceh saat ini sedang mematangkan rencananya menggelar kembali latihan di Stadion H Dimurthala, Banda Aceh pada Kamis (20/8). “Selama pandemi Covid-19 yang belum mereda, Persiraja akan menerapkan protokol kesehatan ketat agar para pemain dan fans Persiraja nyaman dalam berlatih dan menyaksikan latihan nantinya,” kata Presiden Persiraja, H Nazaruddin alias Dek Gam,

Jumat (14/8). “Demi kenyaman kita bersama dan untuk mencegah penyebaran Covid-19, maka bagi seluruh suporter dan pendukung Persiraja yang akan menonton dan melihat latihan tim kebanggaan kita, semuanya wajib untuk mengikuti aturan protokol kesehatan,” kata dia. Dikatakan, di antara poinpoin yang harus dijalankan adalah wajib memakai masker, wajib mencuci tangan dengan

sabun, duduk di tribun dan menjaga jarak satu meter. “Penonton dan pendukung Persiraja yang menyaksikan latihan, dilarang masuk ke lapangan latihan, hanya boleh nonton dari tribun. Ini dilakukan protokol kesehatan ketat agar pendukung Persiraja dapat menyaksikan langsung latihan tim,” ujar menantu Aminullah Usman, Walikota Banda Aceh ini. Dia menambahkan, saat ini pihaknya sedang dalam per-

siapan untuk menerapkan protokol kesehatan termasuk akan dibuatkan tempat cuci tangan di pintu masuk stadion. Dalam waktu dekat, sambung Dek Gam lagi, juga akan dilakukan penyemprotan disinfektan di area stadion dan mes pemain. “Kita berharap ini berjalan lancar, pendukung dan semua yang terlibat dapat mematuhi semua protokol kesehatan yang telah ditetapkan,” harapnya. (b04/C)

Honda Berbagi Tips Pahami Waktu Service MEDAN ( Waspada): Masih jadi armada transportasi primadona, sepeda motor pun tidak jarang digunakan hampir setiap hari oleh kebanyakan masyarakat saat melakukan berbagai aktivitas. Kondisi motor yang bekerja cukup keras dan terus menerus tentunya akan menjadikan mesin motor dan berbagai part-nya butuh untuk mendapat perhatian khusus dari ahlinya. Namun karena kesibukan, sering kali kewajiban ini terlupakan. Bahkan waktu servis terlewat sangat jauh dari yang seharusnya. Padahal, jika servis motor sering terlewatkan, dan bukan tidak mungkin motor akan bermasalah, menurunkan performa, dan mengalami kerusakan fatal yang akan memakan biaya sangat mahal untuk memperbaikinya. Menanggapi hal tersebut, PT Indako Trading Coy selaku main dealer Honda di wilayah Sumatera Utara kembali menunjukkan kepedulian pada pecintanya dengan berbagi pengetahuan terkait waktu-waktu yang tepat untuk melakukan service motor kesayangan

di bengkel resmi Astra Honda Authorized Service Station (AHASS). Pertama, perpatokan pada speedometer. Bisa melakukan servis motor dengan berpatokan pada angka yang ada di speedometer. Angka yang ada pada speedometer ini menunjukkan sudah berapa jauh jarak yang ditempuh motor. Dalam hal ini, bisa melakukan servis terhadap motor tiap interval 2000-3000 km di speedometer kendaraanmu. Selain itu, jangan lupa juga untuk mengganti oli motor agar performa mesinnya semakin baik dan optimal setelah diservis. Kedua, rutinlah bawa motormu servis ke bengkel. Selain menggunakan patokan angka pada speedometer, bisa melakukan servis terhadap motor dengan berpatokan pada bulan terakhir servis. Biasanya, servis bisa lakukan setiap 2-3 bulan sekali dalam setahun. Agar tidak lupa, bisa membuat catatan kecil sebagai pengingat utnuk melakukan servis pada motor. Ketiga, segera servis motor ketika bermasalah. Waktu yang tepat untuk melakukan servis yang terakhir adalah ketika sepeda

motor bermasalah. Dimana sangat disarankan untuk segera melakukan servis jika menemukan ada yang tidak beres dengan motor, entah itu busi, karburator, filter, atau komponen selainnya. Keterlambatan penanganan komponen yang rusak bisa berakibat fatal pada komponen yang lain. Hal ini dikarenakan antar komponen dalam sepeda motor terhubung satu sama lain. Sehingga jika tidak segera diservice bisa-bisa menambah pengeluaran karena harus turun mesin. Fahril Aulia selaku Honda Technical Instructor PT Indako Trading Coy mengungkapkan, peribahasa ‘sedia payung sebelum hujan’, memang bisa berlaku di segala kondisi, termasuk dalam hal perawatan motor kesayangan. Menurutnya, jangan sampai baru ingat untuk service ketika motor keburu ngadat atau minta boring. “Dengan Semangat Satu Hati, Honda selalu siap memberikan pelayanan terbaik, termasuk layanan service berkualitas dari mekanik terlatih dan ketersediaan oli serta part yang terjamin keasliannya,” ujarnya.

Waspada/ist

MELAKUKAN servis terhadap sepeda motor dapat dilakukan setiap interval 2000-3000 km di speedometer kendaraanmu.


Medan Metropolitan B1 MUI Minta Kemenag Buat Kriteria Dai Dapatkan Sertifikat

WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020

Waspada/Yuni Naibaho

Ketua DPD PAN Kota Medan, HT Bahrumsyah bersama Ketua Fraksi PAN DPRD Medan, Sudari ST.

MEDAN (Waspada): Majelis Ulama Indonesia (MUI) Medan meminta Kementerian Agama (Kemenag) membuat kriteria mendapatkan sertifikasi bagi para dai. Karena sampai saat ini paramater mendapatkan sertifikasi dan siapa yang mengeluarkan sertifikasi belum diketahui secara jelas.

Secara Internal Partai Clear

Sekretaris F-PAN Edi Sahputra Minta Maaf MEDAN (Waspada): Sekretaris Fraksi Partai Amanat Nasional (F-PAN) DPRD Medan, Edi Sahputra, akhirnya meminta maaf. Yakni atas tindakannya menggunakan stempel DPRD Medan untuk menyurati Satpol PP Medan menangguhkan pembongkaran rumah warga di Jl. Mangkubumi Medan. “Kalau ini dianggap salah dan melanggar kode etik, maka saya minta maaf. Tapi saya melakukan itu karena ingin menbantu masyarakat bawah,’’ ujar Edi Sahputra, kepada wartawan, di ruang F-PAN DPRD Medan, Kamis (13/8). Begitupun, Edi Sahputra, membantah disebutkan dia memalsukan stempel DPRD Medan yang ada di sekretariat DPRD Medan. ‘’Tapi saya membuat stempel dengan hanya

berlogo DPRD. Jadi stempel itu tidak palsu, karena bukan meniru stempel DPRD Medan. Sama halnya kami ada buat baju seragam di fraksi, kami cetak dengan menggunakan lambang DPRD Medan,” ujarnya. Dijelaskan Edi, sebelumnya pada Senin, 20 Juli 2020, datang beberapa orang perwakilan masyarakat, dan pengurus KNPI Kec. Medan Maimun ke kantor DPRD. Mereka menyampaikan pengaduannya, karena ada seorang warga yang rumahnya mau digusur oleh pihak kecamatan bersama Satpol PP, di Jl. Mangkubumi. Pengaduan tersebut, kata Edi, diterima stafnya di ruang kerjannya. Kemudian, dengan keluhan itu, dia memuat memo dengan kepala surat DPRD dan stempel DPRD yang dibuatnya.

Surat itu ditujukan kepada pihak kecamatan dan Satpol PP, untuk bisa menunda eksekusi rumah tersebut. Ia juga menampik dugaan kalau telah mem backing rumah warga tersebut. “Saya bukan membacking rumah-rumah mewah atau restaurant. Tapi membantu warga menengah ke bawah,” ucapnya. Sementara itu, di tempat terpisah, Ketua PAN Medan T. Bahrumsyah mengatakan, pihaknya sudah menerima klarifikasi langsung dari Edi Sahputra dan pernyataan maafnya. “DPD secara resmi sudah memanggil Edi Sahputra, dan hadir Ketua Fraksi PAN. Di sana beliau (Edi Sahputra) menyatakan permonan maaf, dan mengakui tindakannya salah, keliru dan tidak faham,” kata

Bahrumsyah. Dinyatakan Bahrum, kasus yang dilakukan Edi Sahputra, memang menimbulkan situasi yang tidak nyaman. Sebab berbuat baik saja, kalau ada prosedur yang dilanggar perlu dilakukan klarifikasi. “Beliau sudah klarifikasi ke fraksi dan DPD dan menyatakan maaf atas kesilapan yang dilakukan dengan alasan tidak mengetahui prosedural. Saya juga sebagai ketua partai menyesalkan kejadian ini dan menyatakan maaf atas nama partai,” kata Bahrum. Hal senada dikatakan Ketua F-PAN DPRD Medan, Sudari. “Atas nama fraksi saya minta maaf ke lembaga DPRD Medan dan masyarakat. Dan secara internal partai urusan ini sudah clear,” imbuhnya. (h01)

Abaikan Ego Sektoral Tangani Pandemi

sehatan se-Sumut. Disebutkan Lilik Kurniawan, kunjungan itu merupakan dukungan dari BNPB Pusat di delapan provinsi penyumbang 74 persen positif Covid-19. Yakni Sumut, DKI Jakarta, Jawa Timur (Jatim), Jawa Barat (Jabar), Jawa Tengah ( Jateng), Sulawesi Selatan (Sulsel), Kalimantan Selatan (Kalsel) dan Papua. “Saya ditugaskan di delapan provinsi untuk menyampaikan bahwa saat ini kita harus menggunakan manajemen krisis yang harus bertindak cepat. Kami datang bukan untuk mengambil alih, namun bentuk dukungan. Karena kita saat ini harus mencari solusi menjalankan aksi nyata,” ucap Lilik Kurniawan. Disebutkannya, nantinya akan dibentuk pos gabungan. Yakni yang merupakan pembekalan kordinasi dan peman-

tauan yang melibatkan akademisi, pakar dan ASN. Kemudian, para pihak yang terlibat akan melakukan sosialisasi adaptasi kebiasaan baru protokol kesehatan, komunikasi publik serta penggunaan inaRISK (portal hasil kajian risiko bencana), yang menampilkan informasi ancaman bencana, kerentanan, kapasitas dan risiko bencana. “Ego sektoral harus kita abaikan. Kita harus bersama dan satu gerbong. Mari kita saling mendukung. Apapun profesinya harus berjalan bersama,” katanya. Protokol kesehatan Sementara itu, Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Sumut Edy Ardiansyah mengatakan, Meminta masyarakat harus tetap menjalankan protokol kesehatan. Sebab saat ini sudah ada puluhan dokter yang ter-

papar Covid-19 dan sedang dirawat di rumah sakit di Sumut. “Saat ini dokter yang terpapar Covid-19 banyak, dirawat di beberapa rumah sakit, yang mendahului kami berjumlah 10 orang,’’ kata Edy Ardiansyah. Katanya, sehebat-hebatnya imunitas yang kita miliki, tapi kekuatan virus itu di Sumut terus bertambah banyak. Suatu saat akan bobol juga. Begitu juga hanya dengan dokter.Walaupun mereka mengetahui tentang kesehatan, tapi karena virus yang sangat banya, maka akan terkena juga. ‘’Untuk itu kita harap agar sama-sama bisa mencegah ini, agar kekuatan virus itu berkurang,” kata Ardiansyah. Disebutkannya, secara umum, seluruh anggota IDI yang berjumlah 8.000-an orang, siap dalam mendukung pemerintah dalam penanganan Covid-19 di Sumut. (m07)

Pemprovsu Telah Keluarkan Pergub Pengendalian Covid-19 MEDAN (Waspada): Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprovsu)telahmengeluarkan peraturan tentang Pengendalian Covid-19. Peraturan tersebut tertuangdalamPeraturanGubernur (Pergub) tentang Pe-ningkatan Disiplin dan Pene-gakan Hukum Protokol Kesehatan dalam Pencegahan dan Pengendalian Covid-19 di Provinsi Sumut. Plt. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Sumut Irman Oemar, mengatakan itu, Kamis (13/8). Katanya, Pergub dengan No 34 tahun 2020 tersebut telah ditandatangani Gubsu Edy Rahmayadi tanggal 10 Agustus 2020. Disebutkan Irman Oemar, Pergub tersebut dikeluarkan untuk mendukung peningkatan kesadaran dan kepatuhan ma-

syarakat dalam menjalankan protokol kesehatan, terutama dalam masa adaptasi kebiasaan baru. Pergub tersebut sejalan dengan Instruksi Presiden (Inpres) No. 6 Tahun 2020 tentang Peningkatan Disiplin dan Penegakan Hukum Protokol Kesehatan Dalam Pencegahan dan Pengendalian Covid-19. Kata Irman, Pergub mencakup aturan atau pedoman untuk perlindungan kesehatan bagi perorangan, perlindungan kesehatan masyarakat. Juga merupakan pedoman bagi pelaku usaha atau pengelola maupun penyelenggara tempat atau fasilitas umum. Perlindungan kesehatan bagi perorangan misalnya, tiap individu menggunakan alat pelindung diri berupa masker.

Perlindungan kesehatan masyarakat, misalnya sosialisasi, edukasi dan penggunaan berbagai media informasi mengenai pemahaman Covid-19. Adapun tentang sanksi yang akan diberikan, kata Irman, berupa teguran lisan, tertulis, kerja sosial, denda administratif dan penghentian atau penutupan sementara penyelengaraan usaha. Namun penerapan sanksi akan dilakukan secara bertahap. Mengenai sanksi denda, kata Irman, diatur tergantung PeraturanWalikota atau Peraturan Bupati.“KhususuntukkawasanMedan, Binjai, Deliserdang (Mebidang) penegakan Pergub dilakukan Pemprov bersama dengan kabupaten/kota. Di luar Mebidang dilakukan oleh Satpol PP di masing masing daerah,” kata

Irman. Selanjutnya, Irman mengatakan, Pemprovsu menetapkan fokus tiga kawasan dalam penanganan Covid-19, yakni Medan, Binjai, Deliserdang. Tiga kawasan tersebut dipilih lantaran jumlah penularan Covid19 yang tinggi. Kemudian akan dilakukan penandatanganan nota kesepahaman antara tiga kepala daerah yang disaksikan oleh gubernur. “Nanti kita akan melakukan sosialisasi bersama, penegakan hukum bersama, termasuk sarana dan prasarana kesehatan bersama. Termasuk menyiapkan kuburan khusus Covid-19 yang dilakukan secara bersama. Jadi nanti tidak hanya di Simalingkar, nanti akan ditambah dua lokasi lagi,” kata Irman. (m07)

Waspada/Anum Saskia

tan, yang berlangsung dari tanggal 11 sampai 13 Agustus menghadirkan Dhanu Nugroho Susanto selaku Creative Think Desaign for Everything sebagai narasumber. Pada kesempatan itu, Dhanu mengatakan, hasil video bisa

Kata Hatta, bila pemerintah mau kerjasama dengan MUI, maka bisa dibuat pelatihan 1 semester. Yakni memberi pelatihan untuk menambah ilmu mereka yang memang sudah ada. ‘’Karena kalau tidak ada pendidikan mendapatkan sertifikat ini akan jadi repot. Maksud baik belum tentu bisa terlaksana, kalau tidak ada acuan khusus. Bahkan banyak orang bertanya apa kriterianya, siapa yang beri sertifikat dan apakah kalau sudah mendapatkan sertifikat nanti akan dapat honor,” imbuh Hatta. (h01)

ASN DPRD Medan Meninggal Dunia MEDAN (Waspada): Satu dari dua Aparatur Sipil Negara (ASN) DPRD Medan yang terpapar Covid-19 meninggal dunia, Kamis (13/8). Kasubag Perlengkapan DPRD Medan Ermina Linda Siregar, menghembuskan nafas terakhirnya, pukul 17:00, setelah lima hari menjalani perawatan intensif di Rumah Sakit (RS) Bunda Thamrin. Plt. Sekretaris DPRD Medan

Hj. Alida (Uni), kepada wartawan, Jumat (14/8), membenarkan Ermina Linda meninggal di RS Bunda Thamrin. Namun, saat itu pihaknya belum mendapat kepastian dari RS hasil swab. ‘’Tapi memang almarhumah dikubur dengan protokol Covid di Simalingkar B, Jumat pukul 05:00 wib,” ujarnya. Uni, juga menyatakan kondisi kesehatan Linda, memang menurun. Karena dia juga men-

derita penyakit gula dan asam lambung. ”Gulanya tinggi dan asam lambungnya kumat, sehingga kondisi drop,” imbuhnya. Sedangkan untuk Lili Caronalina Batubara selaku Kassubag Persidangan dan Risalah Sekretariat DPRD Medan sudah keluar hasilnya positif Covid 19, disebutkan Uni, masih menjalani diisolasi di RS Royal Prima. ‘’Tapi kondisinya sudah membaik,’’ kata Uni.

Sementara untuk langkah pencegahan penularan covid19 di gedung DPRD Medan, dikatakan Uni, pihaknya telah melakukan penyemprotan disinfektan dan pengurangan pegawai masuk kerja. “Kita juga akan melakukan rapid test untuk anggota dewan, pegawai dan staf. Langkah-langkah ini sudah kami laporkan ke Gugus Tugas Penanganan Covid 19PemkoMedan,”katanya.(h01)

MEDAN (Waspada): Menyemarakkan HUT ke-75 Kemerdekaan RI, BKM Asy Syafi’iyah melakukan kunjungan wisata alam ke salah satu lokasi di Desa Namu Ukur Kab Langkat. “Kunjungan ini juga dalam rangka menyampaikan pesan moral kepada semua pemangku kepentingan untuk menyelamatkan ekosistem alam yang merupakan anugrah Allah SWT ini dari kerusakan lingkungan, akibat ulah dan tingkah manusia yang sering merusak lingkungan

seperti penebangan hutan, pencemaran air limbah, membuang sampah ke sungai hingga melakukan pengambilan batu dan pasir galian C secara illegal,” kata Ketua BKM Asy Syafi’iah H. Eddy Syofian bersama Sekretaris BKM H. Muhammad Rais dan Penasihat BKM Dr. H. Syahnan Nasution MA, dan Pengurus BKM, Kamis (13/8). Dijelaskannya, dalam perjalanan wisata bersama Remaja Masjid dan Santri Hafidz Quran, sekaligus untuk memberikan edukasi kepada mereka, pen-

tingnya menyelamatkan ekosistem dari kerusakan lingkungan. Apalagi para calon Hafidz Quran, mereka faham betapa banyaknya ayat dalam Alquran yang membawa pesan pentingnya menjaga, memelihara, dan menyelamatkan ekositem sebagai anugerah ilahi. Pada kesempatan itu, Eddy Syofian mengimbau, agar momentum peringatan HUT ke-75 Kemerdekaan RI dan pandemi Covid19 ini, mengajak semua stakeholder, para pencinta lingkungan dan masya-

rakat untuk bersama menjaga semua karunia Allah yang besar ini, berupa keindahan dan kekayaan alam dari kerusakan lingkungan akibat ulah tangan dan keserakahan manusia demi keuntungan pribadi atau koorporasinya. “Ingat titipan Allah ini bila tidak kita jaga, Dia akan murka dan diturunkanNya berbagai musibah bencana alam yang akhirnya bisa merugikan dan mensengsarakan bahkan membinasakan manusia,” tuturnya. (m22)

Waspada/ME Ginting

Inisiator Salink Redam Covid-19 Syahlan Jukhri Nasution foto bersama narasumber dan peserta. utama remaja masjid. “Program pelatihan ini, tidak hanya berhenti disini namun akan menjurus pada pelatihan lain yang lebih serius, mungkin akan dikembangkan pada pelatihan yang lain,” sebutnya. Dalam pelaksanaan kegia-

swasta. Tapi kira-kira dua tahun, sumber dayanya habis. ‘’Kemudian kita turunkan lagi, yakni diikuti sarjana agama Islam, dan sumbernya juga sudah habis. Setelah itu kita turunkan lagi para dai tamatan pesantren diberi pendidikan, dan ini sumber daya nya juga sudah habis. Sehingga sekarang berhenti, dan PKU nya dilaksanakan di MUI tingkat provinsi,” ungkapnya. Hatta juga berharap, kriteria pemberian sertifikat kepada para dai harus jelas. Jangan karena sudah bisa cermamah, maka diaggap jadi dai dan diberi sertifikat.

Diduga Terpapar Covid-19

Plt Wali Kota Medan diwakili Sekda Wiriya Alrahman menandatangani MoU percepatan penanganan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19).

Kaum Muda Diajak Asah Kemampuan Videografi MEDAN (Waspada): Kaum muda berbakat bidang seni video, diajak mengasah kemampuan bidang videografi. Agar hasil rekaman video berkualitas dan beda dari rekaman otodidak. Hal tersebut terungkap saat berlangsungya workshop videografi yang digelar Gerakan MuslimMilenial(GMM)bersama Satuan Lingkungan Respon Dampak (Salink Redam) Covid19. Kegiatan ini bertujuan untuk memotivasigenerasimudauntuk belajar mengenal videografi. “Kita mencoba mengenalkan fitur videografi ini, untuk menumbuhkan bakat dan minat, ada juga yang beranjak dari hobi. Kita tinggal latihan, jadi program Salink ini bertujuan untuk membuka wacana berfikir, kreatifitas,” ujar inisiator Salink Redam Covid-19 Syahlan Jukhri Nasution, Jumat (14/8). Kata dia, saat ini remaja masjid ataupun Salinker memiliki banyak waktu luang. Sehingga melalui program yang ditawarkan ini, dapat mengembangkan kreativitasnya, ter-

baru dikeluarkan sertifikasinya. ‘’Dan harus jelas juga siapa yang memberi sertifikasi itu,” ujarnya. Dikatakan Hatta, pemberian sertifikat itu harus melalui pendidikan. Khusus untuk MUI sendiri, selama ini sudah melakukan Pendidikan Kader Ulama (PKU), yang ada di MUI Provinsi. ”Karena pelaksanaan PKU sudah berhenti, karena kehabisan sumber daya,’’ katanya. Disebutkan Hatta, selama ini, MUI Medan melaksanakan PKU dengan minta perwakilan 21 kecamatan yang lulusan sarjana fakultas syariah, baik perguruan tinggi negeri dan

BKM Asy Syafi’iah Lakukan Wisata Alam

Sumut Masuk 8 Provinsi Penyumbang 74 Persen Covid-19 MEDAN (Waspada): Seluruh elemen masyarakat diimbau untuk mengabaikan ego sektoral dalam menangani pandemi Covid-19. Disebutkan Deputi Pencegahan BNPB Lilik Kurniawan, seluruh elemen harus bersama dan satu gerbong, dalam menanggulangi Covid-19. Deputi Pencegahan Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengatakan itu, di Posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Sumut, Kamis (13/8). Dia berkunjung ke Sumut dalam rangka menjalankan manajemen krisis, mencari solusi menjalankan aksi nyata sesuai perintah Presiden. Pertemuan BNPB di Posko GTPP hari itu difasilitasi oleh Gubsu Edy Rahmayadi. Bersamaan dengan itu digelar pertemuan dengan organisasi profesi dokter dan tenaga ke-

Pernyataan itu disampaikan Ketua MUI Medan Prof. Dr. Mohd. Hatta, kepada Waspada, Jumat (14/8). Dia menanggapi pernyataan Menteri Agama Fachrul Razi, yang akan segera menggulirkan program dai/ penceramah bersertifikat. Disebutkan Hatta, bila program itu akan dijalankan, maka kriteria untuk mendapatkan sertifikat itu harus jelas dan tersistem. agar tidak kacau. Hatta meminta, Kemenag harus betul-betul mempersiapkan hal itu. Bahkan seharusnya ada terlebih dahulu dilakukan pendidikan secara khusus. Mungkin selama enam bulan

menghasilkan pundi-pundi rupiah dengan mudah. Maka kemampuan membuat dan mengedit video sangat diperlukan. “Makanya, kita beri apresiasi dan penghargaan untuk hasil video terbaik dalam pelatihan ini,” katanya.(m22)

Waspada/ME Ginting

Plt Wali Kota Medan diwakili Sekda Wiriya Alrahman salam Covid-19 dengan Gubsu Edy Rahmayadi.

Plt Wali Kota Tandatangani MoU Percepatan Penanganan Covid-19 MEDAN (Waspada): Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Medan Akhyar Nasution diwakili Sekretaris Daerah (Sekda) Wiriya Alrahman, menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) percepatan penanganan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) di Medan, Binjai, Deliserdang (MeBiDang), di Rumah Dinas Gubernur Sumatera Utara Jl. Jenderal Sudirman No 41, Kel. Anggrung, Kec. Medan Polonia, Jumat (14/8). Dengan adanya penandatanganan ini, diharapkan dapat menjadi sebuah komitmen bersama dalam percepatan penanganan Covid-19 di Sumatera Utara, khususnya di wilayah MeBiDang dapat segera diminimalisir penyebarannya. Selain Pemko Medan, penandatangan MoU percepatan penanganan Covid-19 juga dilakukan Pemkab Deliserdang dan Pemko Binjai, yang dilakukan langsung Bupati Deliserdang Ashari Tambunan dan Wali Kota Binjai M Idaham. Penandatanganan disaksikan langsung Gubernur Sumut (Gubsu) Edy Rahmayadi. Acara yang digelar dengan memenuhi standar protokol kesehatan tersebut, juga dihadiri unsur Forum Koordinasi Perangkat Daerah (Forkopimda) Sumut. Dalam sambutannya, Gubsu mengatakan bahwa penandatanganan ini dilakukan bukan untuk mengambil ahli, tetapi untuk menyinkronkan dengan baik mulai dari perencanaannya, organisir, aktualisasi, atau pelaksanaannya semua dikontrol bersama untuk segera terealisasi. “Kenapa 3 daerah ini, sebab jumlah masyarakat yang terpapar Covid19 yang terbesar di Sumut berada di Kota Medan, Kabupaten Deliserdang, dan Kota Binjai,” kata Gubsu. Maka dari itu, sebuut Gubsu, mulai hari ini akan dilakukan pendisiplinan protokol kesehatan dengan membagikan 5 juta masker kepada masyarakat, menyiapkan tempat cuci tangan sebanyak mungkin, agar masyarakat rajin mencuci tangan, menjaga jarak. pendisiplinan ini dilakukan dengan membentuk tim yang Satpol PP dan dibackup TNI dan Polri bersama mahasiswa secara humanis, dengan mengajak masyarakat untuk disiplin menjalankan protokol kesehatan. “Penekanan saya yang terakhir di dalam pendisiplinan rakyat sedang dibicarakan reward dan punishment terhadap rakyat. Tim menyiapkan mencatat baik diluar dan didalam melakukan pemeriksaan pengecekan apabila rakyat tidak menggunakan masker, ada teguran yang pertama secara lisan. Jika kedua kalinya warga tersebut masih juga tidak menggunakan masker, akan dibuat laporan tertulis dicatat identitas. Kemudian jika tertangkap lagi ketiga kalinya khusus wilayah MeBiDang berdasarkan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 6 Tahun 2020 tentang Peningkatan Disiplin dan Penegakan Hukum Protokol Kesehatan Dalam Pencegahan dan Pengendalian Covid-19, Peraturan Wali Kota (Perwal) Daerah dan Peraturan Gubernur (Pergub) akan diberikan denda finansial Rp100 ribu. Tetapi ini harus diatur dengan benar setelah denda uang itu dikemanakan, jangan sampai timbul fitnah jangan ambil kesempatan di situasi seperti saat ini,” tutur Gubsu. Usai melakukan tanda tangan MoU, Sekda Kota Medan mengatakan, penandatanganan MoU diantara 3 kab/kota di

Sumut yaitu MeBiDang tentang percepatan penanganan Covid19 yaitu berpedoman pada Inpres Nomor 6 Tahun 2020 tentang Peningkatan Disiplin dan Penegakan Hukum Protokol Kesehatan Dalam Pencegahan dan Pengendalian Covid-19 dan Pergub Sumut. Sekda menuturkan, Pemko Medan telah menerbitkan Peraturan Wali Kota (Perwal) Medan Covid-19 di Kota Medan. Kata Wiriya, sebenarnya Pemko Medan telah menerbitkan Perwal No 27 Tahun 2020, walaupun sebelum adanya Inpres Nomor 6 Tahun 2020 dan Pergub Sumut. Sesuai dengan instruksi yang diberikan Gubsu tadi, dalam waktu dekat Pemko Medan akan merevisi secepatnya Perwal No 27 Tahun 2020 tersebut, tentang sanksi yang diberikan pada masyarakat yang tidak menggunakan masker. “Didalam Perwal No 27 tahun 2020 sudah tertulis sanksi yang masih bersifat lisan maupun tulisan kepada masyarakat yang tidak menggunakan masker, serta sanksi administrasi bagi pelaku usaha yang tidak patuh terhadap protokol kesehatan, tetapi untuk sanksi berupa uang Rp100 ribu per orang pada masyarakat yang tidak menggunakan masker sesuai dengan Inpres Nomor 6 Tahun 2020 belum ada,” katanya. Sekda bersyukur, pemerintah telah menyikapi hal ini. Karena pertumbuhan yang terpapar Covid-19 ini semakin hari semakin banyak, secara grafiknya masih eksponensial. Sehingga jalan satu-satunya untuk memutus mata rantai ataupun menghambat penyebaran wabah adalah dengan penerapan secara tegas protokol kesehatan, yaitu menggunakan masker setiap saat, sering mencuci tangan menggunakan air mengalir dan sabun atau hand sanitizer, physical distancing, dan jangan mendatangi tempat keramaian. Maka dari itu, Sekda mengajak seluruh masyarakat Kota Medan, menyadari pentingnya disiplin menjalankan protokol kesehatan untuk bersama-sama mengalahkan wabah Covid19. “Kalau seluruh masyarakat menyadari hal ini kita yakin bahwa kita bisa mengalahkan wabah Covid-19 ini. Maka dari itu, tidak bisa peranan dari pemerintah saja, tetapi komponen masyarakat juga dilibatkan supaya betul-betul menjalankan protokol kesehatan dengan benar, sehingga kita bisa melawan wabah Covid-19 ini sebelum adanya vaksin yang dapat digunakan di masyarakat,” sebutnya. Selain penandatanganan MoU, dalam acara tersebut juga dirangkaikan dengan pencanangan gerakan moral wajib memakai masker oleh Gubsu atas kerjasama Pemprovsu dengan Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Wilayah Sumut. Kemudian Ketua TP PKK Provinsi Sumut Ny. Nawal Edy Rahmayadi yang saat itu mendampingi Gubsu, juga memberikan 5.000 masker kepada Ketua TP PKK Deliserdang, Binjai, Karo, dan Serdang Bedagai, sebagai wujud percepatan penanganan Covid-19. Selanjutnya di akhir acara, Gubsu juga melepas pemberangkatan pelaksanaan kegiatan sosialisasi gugus tim monitoring tugas percepatan penanganan Covid-19 kabupaten/ kota khususnya Mebidang, sebagai tanda dimulainya pendisiplinan protokol kesehatan yang harus dilakukan masyarakat Sumut khususnya Kota Medan. (m26)


B2

Soal Berkarya Muchdi Pr

Tommy Soeharto Akan Gugat SK Yasonna JAKARTA (Waspada): Ketua Umum Partai Berkarya Hutomo Mandala Putra alias Tommy Soeharto keberatan namanya dicatut menjadi Ketua Dewan Pembina di bawah kepengurusan pimpinan Muchdi Purwopranjono (Muchdi Pr). Dia juga tidak mengakui SK Menkumham Yasonna Laoly tentang kepengurusan Muchdi Pr dan akan menggugat SK tersebut. Antara

Aksi Tolak RUU OMNIBUS LAW SEORANG buruh tergabung dalam Front Perjuangan Rakyat (FPR) melakukan aksi unjuk rasa di Jalan Gerbang Pemuda, Senayan, Jakarta, Jumat (14/8). Aksi dilakukan bertepatan dengan Sidang Tahunan MPR, para buruh menolak rencana pengesahan RUU Omnibus Law Cipta Lapangan kerja.

Ketua MPR Apresiasi Kehadiran Presiden JAKARTA ( Waspada) Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengapresiasi dan berterima kasih atas kehadiran secara langsung Presiden JokoWidodo danWakil Presiden RI KH. Ma’ruf Amin dalam penyelenggaraan Sidang Tahunan MPR. “Rasa syukur yang mendalam juga patut kami persembahkan, di tengah keprihatinan kita bersama menghadapi bencana nasional pandemi Covid-19 yang berdampak luas terhadap berbagai sendi kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara, kita masih dapat melaksanakan agenda penting kenegaraan Sidang Tahunan MPR dan Sidang Bersama DPR dan DPD, meskipun dengan segala ke-

sederhanaan dan keterbatasan,” ujarnya Jumat (14/8). Bambang Soesatyo menyebutkan, segala keterbatasan tersebut tidak akan mengurangi semangat kenegarawanan semua untuk terus bergotong royong, membangun kebersamaan, dan persatuan di atas pondasi nilai-nilai luhur bangsa, Pancasila sebagai dasar dan ideologi negara, UUD NRI Tahun 1945 sebagai konstitusi negara, NKRI sebagai bentuk negara dan Bhinneka Tunggal Ika sebagai semboyan negara. Sidang tahun kali ini terasa berbeda. Di tengah pandemi Covid-19 yang belum juga usai, pelaksanaan sidang menyesuaikan kondisi. Antara lain, pemberlakukan protokol kese-

hatan yang ketat dan pengaturan jaga jarak. Prosedur kehadiran para anggota MPR, tamu kehormatan dan tamu undangan diberlakukan pembatasan menjadi dua kategori yakni kehadiran fisik dan virtual. Hadir pula dalam sidang tersebut para Menteri Kabinet Kerja, Panglima TNI, Kapolri, para Pimpinan lembaga-lembaga negara DPR, DPD, BPK, MA, MK, KY dan para tamu kehormatan secara virtual antara lain Presiden ke-5 Megawati Soekarnoputri, Presiden ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Wakil Presiden ke6 Try Sutrisno, Wakil Presiden ke-9 Hamzah Haz dan Wakil Presiden ke-11 Boediono. (J05)

Keberatan itu dituangkan Tommy dalam surat ia teken di atas materai Rp6.000 yang salinannya diterima dari Sekretaris Jenderal Partai Berkarya Priyo Budi Santoso, Jumat (14/ 8). “Saya amat keberatan nama saya digunakan, dicantumkan, dipublikasikan sebagai Ketua Dewan Pembina Partai Berkarya tanpa seizin maupun sepengetahuan saya yang diumumkan di publik, sebagaimana jelas tertera dalam SK Menkumham Nomor M.HH17.AH.11.01 tahun 2020,” kata Tommy dalam suratnya tersebut. Tommy pun menyatakan menolak serta tidak mengakui hasil Musyawarah Nasional Luar Biasa (Munaslub) Partai Berkarya diadakan pada 11 hingga 12 Juli 2020 di Jakarta. Menurutnya, panitia penyelenggara dan peserta Munaslub tersebut ilegal, tidak sesuai, serta bertentangan dengan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ ART) Partai Berkarya. Putra mantan Pre-siden Soeharto itu menyatakan bahwa kepengurusan Partai Berkarya tetap sesuai dengan SK Nomor MHH-04.AH.11.01 diterbitkan

Kemenkumham pada 25 April 2018. Sementara itu, Sekjen Partai Berkarya, Priyo Budi Santoso menyatakan bahwa pihaknya tidak mau tinggal diam dan akan melakukan langkah-langkah hukum atau langkah lainnya yang dijamin konstitusi. “Kami sudah ajukan keberatan kepada pemerintah dengan tembusan KPU, Bawaslu, Ombudsman, bahkan juga ke Presiden Joko Widodo,” kata Priyo. Priyo mengaku pihaknya akan melayangkan gugatan ke Pengadilan Tata Usaha Negara, kemudian pelaporan pidana dan perdata ke Mahkamah Agung (MA). Diketahui, sengketa kepengurusan Partai Berkarya bermula ketika kubu Muchdi Pr dan Badaruddin Andi Picunang menggelar munaslub. Hasilnya, Muchdi Pr menjadi Ketua Umum, Tommy Soeharto menjadi Ketua Dewan Pembina. Selang beberapa hari kemudian, Partai Berkarya kubu Muchdi Pr mendapat SK Kemenkumham kepengurusan yang baru. Sekjen Badaruddin Andi Picunang mengklaim tidak mendapat bantuan pemerintah untuk mendapat SK tersebut.

“Kami melengkapi itu misalnya anggaran dasar perubahan yang dinotariskan, susunan pengurus dinotariskan, kemudian anggota absen yang hadir sesuai dengan permintaan 2/3 dari yang meminta Munaslub, kemudian yang hadir 50+1 meminta itu hadir semua,” kata Badar dalam kon-

ferensi pers yang berlangsung secara virtual pada Rabu (5/8). “Jadi, tidak ada celah bagi Kemenkumham untuk tidak menetapkan [hasil] Munaslub ini,” imbuhnya. Muchdi Pr mengkudeta pucuk pimpinan Partai Berkarya setelah berhasil menggelar

Munaslub dan memperoleh SK Kemenkumham bernomor M.HH-17.AH.11.01 TAHUN 2020 tentang Pengesahan Perubahan Susunan Pengurus Dewan Pimpinan Pusat Partai Berkarya periode 20202025. SK itu ditandatangani Yasonna pada 30 Juli 2020. (cnni)

Terapi Sel Punca Mesenkimal Covid-19 Siap Diuji Klinis JAKARTA (Waspada): Badan Penelitian dan Pengembangan Kesehatan Kementerian Kesehatan (Kemenkes) bekerja sama dengan Perusahaan Biofarmasi Daewoong Infion Korea bersiap melakukan uji klinis fase 1 terapi sel punca mesenkimal pasien Covid-19. Uji klinis dilakukan dengan Acute Respiratory Distress Syndrome (ARDS) termasuk salah satu agenda yang dibahas pada virtual Joint Working Group (JWG) RI-Korea ke-2. “Kemenkes melihat potensi yang besar sel punca mesenkimal sebagai terapi pada pasien COVID-19. Diharapkan kolaborasi yang dilakukan dapat mempercepat ditemukannya terapi efektif bagi pasien COVID-19,” kata Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Badan Litbang Kesehatan, dr. Slamet, MHP, saat audiensi persiapan pelaksanaan uji klinis terapi mesenkimal.

Terapi Mesenchymal Stem Cell (MSC) atau lebih dikenal di Indonesia dengan Sel Punca Mesenkimal bukanlah terapi yang asing. Julukannya adalah “obat modern”. Terapi ini diharapkan dapat mengatasi masalah gejala pernafasan akut (Acute Respiratory Distress Syndrome/ARDS) yang timbul pada pasien COVID-19. Stem Cell sendiri tidak bekerja secara langsung membunuh virus, melainkan memiliki fungsi sebagai immunomodulator yang menekan produksi substansi-substansi reaktif penyebab hiperinflamasi dan mencederai jaringan paru. Selain itu, Sel Punca Mesenkimal memiliki efek antifibrotik yang dapat menggantikan jaringan paru yang fibrosis atau cedera akibat hiperinflamasi. Menurut hasil penelitian di negara lain yang diterbitkan dalam bentuk systematic review dan meta-analisis, sel punca

mesenkimal telah terbukti aman, dengan efek samping minimal, dan bermanfaat menurunkan kematian dan perbaikan fungsi paru pada pasien dengan masalah gejala pernafasan akut (ARDS). “Produk Mesechymal Stem Cell telah melalui fase uji preklinis, terbukti aman dan berkhasiat,” ujar Kepala Pusat Litbang Sumber Daya dan Pelayanan Kesehatan Badan Litbangkes Kemenkes, Dr. dr. Irmansyah, Sp.KJ yang juga berperan sebagai koordinator penelitian. Irmansyah menyampaikan bahwa penelitian dilakukan di salah satu rumah sakit rujukan milik Kementerian Kesehatan mengharapkan dukungan dan kerjasama semua pihak yang terlibat dalam pelaksanaan penelitian, mulai persiapan sampai tahap akhir diperolehnya hasil penelitian dan publikasi di jurnal ilmiah yang bereputasi. (J02)


Ekonomi & Bisnis

WASPADA Sabtu, 15 Agustus 2020

Makroekonomi Konstitusi

Beli Pernak Pernik HUT RI

Pengasuh rubrik ‘nBASIS (Pengembangan Basis Sosial Inisiatif & Swadaya) dengan personil Surya Dalimunthe, Afrilya, dan Shohibul Anshor Siregar.

Toko Acai Jaya Ramai

Moneter Modern (III) Jika negara mendanai programprogramnya melalui rekening bank, bagaimana dengan pajak? Pajak adalah pengurangan jumlah mata uang pada rekening bank Pajak adalah kebalikan dari tindakan pemerintah ketika mendanai program-programnya. Ketika seorang warga negara membayar pajak melalui banknya, Bank Indonesia sebagai bank Kementerian Keuangan, akan mengurangi jumlah mata uang dalam rekening cadangan bank tersebut sejumlah pajak yang dibayar. Bank tersebut kemudian mengurangi jumlah mata uang dalam rekening warga negara tersebut. Yang terjadi pada akhirnya ketika pajak dibayar adalah penghilangan mata uang yang telah diciptakan pemerintah sebelumnya, dalam bentuk pengurangan jumlah mata uang dalam rekening cadangan bank. Bank berfungsi sebagai agen yang menambah dan mengurangi mata uang negara dalam rekening bank warganya. - Pembayaran oleh negara menambah jumlah mata uang dalam rekening bank; pengutipan pajak oleh negara mengurangi jumlah mata uang ini. - Pembayaran oleh negara berdampak kepada peningkatan penghasilan warganya; pengutipan pajak mengurangi penghasilan ini. - Pembayaran oleh negara menghasilkan suplai mata uang pokok; pengutipan pajak mengurangi suplai mata uang ini. Bukankah negara perlu mengutip pajak untuk mendanai program-programnya? Sebenarnya malah sebaliknya: mata uang yang digunakan warga negara untuk membayar pajak harus diciptakan lebih dulu oleh pemerintah - hanya dengan cara ini warga negara mendapatkan mata uang untuk membayar pajaknya. Begini alurnya. Pengutipan pajak mengembalikan mata uang kepada negara yang menciptakan mata uang tersebut. Hanya negara yang dapat menciptakan mata uang – warga negara akan dipenjara jika menciptakan mata uang! Warga negara tidak bisa membayar pajak tanpa mata uang yang diciptakan negara. Karena negara hanya menerima pembayaran pajak dalam mata uang yang diciptakannya, secara logis, pemerintah harus menciptakan mata uang terlebih dulu. Inilah yang terjadi dalam sistem moneter modern. Pemerintah tidak pernah membutuhkan mata uang dari pembayaran pajak untuk dapat mendanai program-programnya. Tentu saja, semua negara-bagian atau provinsi/kota/kabupaten dalam negara tersebut, karena merupakan pengguna mata

uang, bukan pencipta mata uang, tetap harus mengutip pajak untuk mendanai programprogramnya. Hanya pemerintah nasional sebuah negara yang bisa mendanai programnya tanpa mengutip pajak terlebih dulu. Jika negara bisa menciptakan mata uang begitu saja, mengapa harus mengutip pajak? Pengutipan pajak memastikan mata uang negara tetap dibutuhkan oleh warganya, jadi negara bisa mendanai program-programnya dengan mata uang tersebut Bayangkan jika negara ingin menciptakan mata uang jenis baru; katakan namanya DolarIndo (DI). Negara mempekerjakan warganya sebagai dosen dengan gaji 80 juta DI setahun. Apakah warga negara lain akan menerima mata uang tersebut? Bisakah dia membeli makanan atau mobil dengan DI? Apakah gaji dalam DI dapat digunakan membayar angsuran rumah? Kemungkinan tidak hingga negara dapat meyakinkan seluruh warganya untuk menggunakan DI sebagai mata uang! Sekarang, apa yang terjadi jika negara mewajibkan pajak dibayar dengan DI, dan diciptakan Bank Indonesia yang menggunakan DI sebagai mata uang transaksi antara semua bank dalam negara tersebut. Semua orang dalam negara tersebut pasti perlu menggunakan DI untuk bertransaksi. Pajak “menggerakkan” mata uang Karena pajak harus dibayar dengan mata uang sebuah negara, semua warga negara harus memiliki mata uang tersebut untuk membayar pajak di negara tersebut. Ini adalah metode yang sederhana dan berguna untuk sebuah negara pencipta mata uang agar dapat mendanai program-programnya. Negara bisa, dan memang, menciptakan permintaan terhadap mata uang dengan mewajibkan pembayaran pajak warganya melalui mata uang tersebut. Jadi, dapat dilihat bahwa pajak “menggerakkan” permintaan terhadap mata uang sebuah negara. Dalam perekonomian negara besar, terkadang fakta ini terabaikan, dan memang ada banyak cara lain menciptakan mata uang sebuah negara, namun dalam jangka panjang, pajak harus dikutip dalam mata uang negara itu untuk menjaga stabilitas mata uangnya. Negara yang tidak atau kurang bisa mengutip pajak akan menurunkan kemampuan penciptaan mata uangnya sendiri untuk memanfaatkan sumber daya alam dan manusia dalam negara tersebut, tetapi negara yang dapat mengutip pajak secara stabil dan akuntabel akan selalu bisa memanfaatkan sumber-sumber daya ini dan melalui penggunaan mata uangnya.

Waspada/ist

Direktur Perencanaan Korporat PLN, Muhammad Ikbal Nur menerima sertifikat Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) SNI ISO 37001:2016 dari lembaga sertifikasi TUV Nord Indonesia.

Konsisten Terapkan GCG, PLN Raih Sertifikasi SMAP ISO 37001 JAKARTA (Waspada): PLN bersama anak usahanya yaitu Pembangkitan Jawa Bali (PJB) dan Indonesia Power (IP) konsisten terapkan Good Corporate Governance (GCG) dalam menjalankan aktivitas perusahaan. Hal tersebut dibuktikan melalui raihan sertifikasi Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) SNI ISO 37001:2016. PLN memiliki lebih dari 54.000 pegawai dan aset mencapai Rp1.570 triliun tersebar di seluruh pelosok tanah air. Dengan cakupan bisnis dari pembangkitan di sisi hulu hingga ke layanan pelanggan di sisi hilir. Penerapan SMAP dan SNI ISO 37001:2016 ini memberikan panduan bagi PLN untuk mengimplementasikan dan terus meningkatkan program kepatuhan atau SMAP dengan tujuan untuk mengidentifikasi, mencegah, dan mendeteksi penyuapan. “Penerapan SNI ISO 37001:2016 ini juga bagian dari transformasi kami. Ini akan berdampak pada proses bisnis melaju semakin cepat dan efisien, menjadi lebih transparan, akuntabel dan bijaksana, serta meningkatkan kepercayaan stakeholder perusahaan,” ujar Direktur Utama PLN, Zulkifli Zaini, Jumat (14/8). Sertifikasi ini juga menjadi wujud nyata dukungan PLN bersama anak usahanya terhadap upaya pencegahan korupsi. Sekaligus menindaklanjuti Surat Edaran Menteri BUMN tentang Pengelolaan BUMN yang Bersih melalui Implementasi Pencegahan Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN) dan Penanganan Benturan Kepentingan serta Penguatan Pengawasan Intern. “Sertifikasi ini memperkuat pencegahan korupsi, kolusi dan nepotisme yang telah kami jalankan sebelumnya seperti pencegahan

gratifikasi dan benturan kepentingan, budaya Whistleblowing System juga Pengendalian Gratifikasi,” tutup Zulkifli. Komisaris Utama PLN, Amien Sunaryadi menegaskan, PLN juga menjalankan prinsip toleransi nol (zero tolerance) terhadap tindakan yang berkaitan dengan pelanggaran peraturan perundangan yang berkaitan dengan tindak pidana korupsi dan prinsip 4 NO’s. “Sebagai BUMN, kami menjalankan usaha di atas nilai integritas, berpedoman pada kode etik dan prinsip 4 NO’s yaitu No Bribery (tidak boleh ada suap-menyuap, sogok dan pemerasan). No Kickback (tidak boleh ada komisi, uang terima kasih dan uang bagi-bagi), No Gift (tidak boleh ada hadiah yang tidak wajar) dan No Luxurious Hospitality (tidak boleh ada jamuanjamuan yang mewah atau berlebihan),” terang Amien Sunaryadi. Untuk mendapatkan sertifikasi ini, PLN telah melakukan Fraud Risk Assessment, termasuk mitigasinya. Acuan identifikasi risiko ini dituangkan dalam Edaran Direksi No.0009.E/Dir/2020 tentang Pedoman Pelaksanaan Fraud Risk Assessment Di Lingkungan PT PLN (Persero). Selain itu, PLN juga telah membangun sistem kepada seluruh karyawan untuk melaporlan potensi konflik kepentingan atau gratifikasi melalui aplikasi Compliance Online System (COS) setiap bulan. Adapun sertikasi yang diperoleh oleh PLN dan anak usahanya dikeluarkan oleh lembaga sertifikasi TUV Nord Indonesia untuk PLN, lembaga sertifikasi BSI Indonesia untuk PJB, dan lembaga sertifikasi Mutuagung Lestari untuk IP. (m31)

8 BUMN Dapat ‘Kado’ Rp37,4 T JAKARTA (Waspada) : Pemerintah dalam hal ini Kementerian Keuangan (Kemenkeu) akan menyuntikan penyertaan modal negara (PMN) kepada 8 Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Adapun total anggaran yang disuntikan sebesar Rp37,4 triliun pada 2021. Penyertaan modal negara tersebut akan diarahkan untuk 3 fokus utama. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengatakan suntikan dana ini untuk memulihkan ekonomi Indonesia. “PMN untuk BUMN bakal kami berikan dan nanti Bapak Erick yang bakal menugasi siapa saja yang dapat,” kata Sri Mulyani dalam konferensi pers di Jakarta, Jumat (14/8). Sebagai informasi penyertaan modal negara untuk BUMN dilakukan sebagau refocusing pembiayaan sebagai upaya mitigasi dampak ekonomi pascapandemi melalui pemberian PMN kepada BUMN secara selektif yang dapat

mendukung percepatan pemulihan ekonomi serta melanjutkan pembangunan infrastruktur. Lalu, penguatan fiskal (SMV, BUMN, SWF) melalui dukungan pembiayaan untuk keberlanjutan pembangunan infrastruktur pendukung iklim investasi dan peningkatan kualitas SDM untuk penguatan daya saing. Serta, meningkatkan efektivitas pembiayaan bagi Koperasi UMKM, UMi dan pembiayaan perumahan bagi MBR untuk akselerasi pemulihan ekonomi dan penguatan daya tahan. Saat ini delapan BUMN yang dapat adalah PT Sarana Multigriya Finansial Rp2,3 triliun, PT Hutama Karya Rp6,2 triliun, PT Bahana Pembinaan Usaha Indonesia Rp20 triliun, PT PLN Rp5 triliun, PT PAL Indonesia Rp1,3 triliun, PT Pelindo III Rp1,2 triliun, PT Pengembangan Pariwisata Indonesia Rp500 miliar dan PT Kawasan IndustriWijayakusuma Rp1 triliun. (okz)

B3

Waspada/Ist

PEMBELI sedang memilih pernak pernik merah putih untuk memeriahkan HUT ke-75 Kemerdekaan RI di Toko Acai Jaya Jl. Brigjen Katamso Medan, Jumat (14/8) pagi.

MEDAN (Waspada): Semangat warga Sumut khususnya Medan menyambut HUT Ke-75 Kemerdekaan RI ditengah masa pandemi corona, cukup tingggi dan besar. Semangat yang besar itu, terlihat dari antusias warga yang datang berbelanja membeli pernak-pernik HUT Kemerdekaan RI untuk dekorasi menghias rumah dan perkantoran di Toko Acai Jaya Jl. Brigjen Katamso Medan, Jumat (14/8) pagi. Pantauan Waspada, pengunjung yang datang berbelanja tidak saja dari Kota Medan, tetapi juga dari luar kota karena di Toko Acai Jaya terlengkap dan menjual pernak-pernik terbaru yang sebagian hasil kerajinan Usaha Makro Kecil Menengah (UMKM). Jenis pernak-pernik semangat kemerdekaan RI itu antara lain, umbul-umbul, lampion, gaba-gaba, tirai, balon, stinger, stiker, masker, tiang bendera, gantungan hiasan mobil, logo. Kesemua pernak’-pernik dengan nuansa merah putih semarak kemerdekaan, dengan ukuran kecil, besar, dan sedang sesuai selera konsumen. Apalagi, tirai motif baru, masker, balon, dan lampion yang paling banyak diminati pengunjung yang datang berbelanja tersebut. Pemilik Toko Acai Jaya Aliansyah SHU, ketika dihubungi menyebutkan, animo masyarakat yang datang berbelanja cukup tinggi untuk mendekorasi rumah dan perkantoran dalam menyemarakkan HUT Ke-75 Kemerdekaan RI. “Masyarakat tidak terpengaruh dengan situasi pandemi corona saat ini dan tetap semangat mendekorasi rumah dan perkantoran dalam menyemarakkan hari kemerdekaan tahun ini,” kata Aliansyah dengan senyum sumringah. Begitupun, sebut Aliansyah yang akrab dipanggil bang Acai itu, kita tetap mematuhi protokol kesehatan sebagaimana anjuran pemerintah dalam memerangi covid-19 virus Corona ini. Untuk itu, kita siapkan tempat cuci tangan sekalian sabun pembersih hand sanitizer, penggunaan masker saat berbelanja, dan menjaga jarak konsumen di depan pintu masuk depan. (m15)

Usai RAPBN 2021 Dan Nota Keuangan Disampaikan

Rupiah Ditutup Melemah JAKARTA (Waspada) : Nilai tukar Rupiah ditutup melemah tipis ke level Rp14.795 per USD dibanding penutupan perdagangan sebelumnya yang berada di Rp14.775 per USD. Dalam perdagangan awal pekan depan, Rupiah juga diprediksi masih akan melemah ke Rp14.850 per USD. Direktur PT TRFX Garuda Berjangka Ibrahim mengatakan, pelemahan terjadi usai Presiden JokoWidodo menyampaikan RAPBN 2021 beserta nota keuangan dalam Sidang Tahunan MPR 2020. “Dalam RAPBN 2021 pemerintah mengalokasikan anggaran Rp356,5 triliun yang digunakan untuk melanjutkan program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN),” ujar Ibrahim melalui riset resmi, Jakarta, Jumat (14/8). Faktor lain adalah pasar sudah bisa memprediksi kalau Pemerintah DKI Jakarta kembali memperpanjang PSBB masa transisi keempat kalinya, untuk

dua pekan ke depan hingga 27 Agustus mendatang. Hal ini kembali diputuskan lantaran kasus infeksi baru masih terus bertambah dengan total akumulasi kasus positif di DKI Jakarta menjadi 27.863. “Kasus yang masih terus melonjak baik skala nasional terutama di DKI Jakarta semakin membuat prospek ekonomi Tanah Air penuh ketidakpastian ke depannya,” kata Ibrahim. Kuartal II-2020, pertumbuhan ekonomi sudah terkontraksi hingga -5,32 persen (yoy) dan di Kuartal III-2020 masih menyisakan satu bulan lagi sehingga peluang ke depan output perekonomian dalam negeri masih tumbuh di zona negatif. “Maka Indonesia sah masuk ke jurang resesi setelah krisis moneter (krismon) 1998 silam,” paparnya. Perpanjangan PSBB masa transisi di DKI Jakarta mengakibatkan arus modal asing kembali keluar dari pasar dalam negeri dan ini sangat disayangkan

Ekonomi RI 2020 Bisa Minus 1,1 Persen JAKARTA (Waspada) : Pemerintah nampaknya harus bekerja keras dalam memompa kinerja perekonomian yang tertekan akibat pandemi virus corona (Covid-19). Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengatakan, pemerintah merevisi proyeksi pertumbuhan ekonomi 2020. Di mana pada Maret-April diproyeksi ekonomi RI di kisaran minus 0,4% sampai positif 2,3%, Sedangkan proyeksi terakhir pertumbuhan ekonomi pada tahun 2020 akan berada di zona negatif yakni pada minus 1,1% hingga positif 0,2%. “Dampak covid 19 harus hati-hati karena bisa di kuartal III dan IV. Kita melakukan revisi karena melihat pertumbuhan ekonomi di kuartal kedua yang mengalami negatif pada minus 5,32%,” ujar Menkeu dalam konferensi pers di Jakarta, Jumat (14/8). Dia melanjutkan pertumbuhan ekonomi Indonesia yang negatif tergantung pada angka pertumbuhan ekonomi di kuartal III dan IV. Jika di kuartal III dan IV tidak negatif maka ekonomi Indonesia bsa diangka 2%, namun jika negatif maka akan di angka minus. Apalagi covid-19 masih akan menghantui kinerja ekonomi Indonesia pada tahun ini. “Kita bergeser ke arah negatif dan tekanan di kuartal kedua dalam dan kuartal ketiga harus diusahakan agar tidak negatif karena kita proyeksikan ekonomi bisa minus 1,1% dan bisa tumbuh 2,3%,” katanya. Dia menambahkan semua sektor ekonomi akan berada di zona negatif dimana konsumsi rumah tangga, investaso dan kinerja ekspor dan impor akan terus tertekan. “ Karena investasi juga akan negatif dan ekspor dan impor akan mengalami tekanan luar bisa dan konsumsi rumah tangga masih lemah,” tandasnya. (okz)

Kegiatan Ekonomi Mulai Tunjukan Tren Perbaikan JAKARTA (Waspada) : Menteri Koordinator Perekonomian, Airlangga Hartarto, menyebut indikator perekonomian terus mengalami tren perbaikan. Dibandingkan dengan negara lain, Menko Airlangga menyebut kontraksi Indonesia di kuartal II tak terlalu dalam. Di mana, ekonomi Indonesia terkontraksi -5,32 persen. Sementara, Filipina mencapai -16,5 persen. Singapura -12 persen. Jerman -11 persen dan Prancis -19 persen. “Tren Perekonomian berbagai indikator sudah ada perbaikan arah positif. Pandemi ini yang terburuk ada di akhir Maret, awal April. Di mana seluruh chart itu berada di bawah. Tapi beberapa sudah naik,” ujar Menko Airlangga dalam Konferensi Pers Nota Keuangan dan RUU APBN 2021, Jumat (14/8). Selain itu, Menko Airlangga juga mencatat harga minyak yang relatif naik. Tembaga dan aluminium juga menunjukkan tren yang sama. Demikian juga CPO juga sudah RM 2.800/ton. “Jadi, kira kira sudah di atas harga. Lalu, ini juga relatif harganya baik. Dari ekonomi baik di Sumatera dan Kalimantan tak sedalam di pulau Jawa,” kata Menko Airlangga. Menko Airlangga menyebutkan beberapa sektor yang jadi pengungkit pemulihan ekonomi. Dalam catatannya, pertambangan sudah menunjukkan pertumbuhan positif. Lalu, beberapa sektor keuangan, pendidikan, real estate, properti disebutnya jadi pengungkit yang memiliki multiplier besar. “Lalu industri utiliti dan kesehatan. Domestik ekonomi, kendaraan bermotor sudah naik. Penjualan retail juga sudah naik. Indeks keyakinan konsumen naik, survei dunia usaha dari -13 sudah membaik. Trennya sudah membaik seiring dengan kegiatan di Global. Kami juga melihat sektor perbankan, korporasi strukturnya sudah 17 persen. UMKM sudah 50-55 persen,” rincinya. (mc)

walaupun Bank Indonesia sudah berusaha semaksimal mungkin untuk menstabilkan mata uang Rupiah. Selain itu Pemerintah sudah banyak menggelontorkan stimulus terutama di bidang kesehatan, bansos, BLT dan yang terakhir bantuan terhadap tenaga kerja yang bergaji di bawah Rp5 juta akan mendapatkan bantuan sebesar Rp600.000. “Itupun kalau tenaga kerja tersebut terdaftar di BPJS Tenaga kerja. Sedangkan jumlah tenaga kerja yang belum terdaftar di BPJS Tenaga kerja bisa 4 kali lipat dari jumlah tenaga kerja yang terdaftar saat ini,” tandasnya. Nilai Tukar Bisa Tembus Rp17.500 Presiden Joko Widodo atau Jokowi menargetkan nilai tukar

Rupiah akan bergerak di kisaran Rp14.600 per USD pada tahun 2021. Hal ini diungkapkan Jokowi dalam pembacaan Nota Keuangan RAPBN 2021. Peneliti Indef, Bhima Yudhistira menilai target pemerintah cukup optimis. Hanya saja pemerintah masih kurang memiliki sense of crisis karena perekonomian dunia masih cukup beresiko. Padahal kondisi pandemi ini masih memiliki resiko tinggi yang bisa menyebabkan nilai tukar Rupiah tembus di angka Rp15.500 sampai Rp17.500 per USD. “Risiko juga masih cukup tinggi dan sangat mungkin bisa sampai Rp15.500 bahkan sampai Rp17.500,” kata Bhima saat dihubungi merdeka.com, Jakarta, Jumat (14/8).

Bhima menjelaskan, kondisi ini bisa terjadi karena realisasi investasi dan devisa pariwisata yang masih rendah. Begitu juga dengan kinerja ekspor yang masih rendah. Maka cara singkat yang dilakukan dengan mencetak utang baru. “Maka cara yang diandalkan adalah pemerintah cetak utang,” kata dia. Lebih lanjut dia menjelaskan penambahan utang baru ini kebijakan yang tidak berkelanjutan. Apalagi pelebaran defisit anggaran direncanakan menjadi 5,5 persen dari PDB. Namun, pelebaran defisit itu lebih banyak untuk memperkuat nilai tukar. “Pembiayaan yang cukup besar itu digunakan sebagai strategi untuk menguatkan nilai tukar Rupiah,” kata dia. (mc)

Denda Hingga Rp25 Juta Menanti Pelanggar Protokol Kesehatan JAKARTA (Waspada) : Pelaku usaha, perkantoran dan masyarakat di Kabupaten Lebak yang tidak mengikuti protokol kesehatan akan dikenakan denda mulai dari Rp 150 ribu hingga Rp25 juta. Peraturan itu tertuang dalam Peraturan Bupati (Perbup) Lebak nomor 26 tahun 2020. Masyarakat umum yang tidak mengenakan masker, dikenakan denda Rp 150 ribu mulai bulan September 2020. Sepanjang bulan Agustus ini, bagi yang tidak mengenakan masker baru diberikan sanksi sosial, berupa larangan masuk ke fasilitas umum dan beraktifitas di luar rumah. “Bulan lalu sosialisasi protokol kesehatan, bulan Agustus ini uji coba dari Perbup itu, masyarakat yang aktifitasnya tidak menggunakan masker dan juga pengunjung, harus disuruh keluar lagi. Sanksi administrasi per orang enggak pakai masker Rp 150 ribu,” kata Bupati Lebak, Iti Octavia Jayabaya, di Kota Serang, Banten, Jumat (4/8). Kemudian, bagi pelaku usaha wisata, hotel, restoran, rumah makan hingga perkantoran swasta atau milik pemerintah yang tidak menjalankan protokol kesehatan selama new normal, dikenakan denda Rp 25 juta. Perbup ini diterbitkan untuk

menertibkan masyarakat hingga perkantoran dalam menjalankan protokol kesehatan. Sehingga sektor usaha tetap berjalan dan penularan covid19 dapat ditekan. “Sektor ekonomi, seperti restoran, pasar, pertokoan, hotel yamg tidak melakukan protokol kesehatan sesuai perbup itu akan di denda Rp 25 juta,” terang-nya. Iti memastikan semua sektor ekonomi bisa kembali bergerak normal, selama mematuhi Perbup nomor 26 tahun 2020, termasuk industri pariwisata di Banten Selatan yang memiliki berbagai destinasi wisata alam, baik pantai hingga pegunungan. “(Wisata) kita sudah mulai buka. Pelayanan yang melayani dan dilayani harus pakai masker,” jelasnya. Sebelumnya, Kepala Dinas Perhubungan Provinsi DKI Jakarta, Syafrin Liputo, mengatakan Pemerintah Provinsi DKI mencoret 32 kawasan khusus pesepeda di Jakarta. Alasannya, karena adanya banyak pelanggaran protokol kesehatan pada pelaksanaannya. “Karena terjadinya pelanggaran protokol kesehatan yang cukup tinggi, ada warga yang tidak menggunakan masker, tidak mengindahkan dan tetap kongkow-kongkow sehingga

menimbulkan kerumunan di 32 Kawasan Khusus Pesepeda (KKP), maka untuk sementara KKP kita tiadakan” kata Syafrin lewat siaran pers diterima, Jumat (14/8). Syafrin menambahkan, pencoretan 32 kawasan khusus pesepedaini berlaku pada lusa, Minggu 16 Agustus 2020, secara serentak di 5 wilayah kota administratif Jakarta. “Menurut hasil evaluasi juga ditemukan di area KKP rentan penularan COVID-19, seperti lansia, anak-anak usia di bawah 9 tahun, dan para ibu hamil,” jelas dia. Sebagai tindak lanjut, Syafrin berjanji terus mengevaluasi kebijakan kawasan khusus pesepeda. Hal ini dilakukan untuk implementasi ke depan. Syafrin menambahkan, meski KKP dicoret sementara, pesepeda masih jalur sepeda sepanjang 63 km dan di beberapa kawasan yang masih bisa dimanfaatkan. “Ada seperti di BKT, serta jalur sepeda sementara Sudirman-Thamrin-Merdeka Barat, dan kawasan-kawasan yang memang diperbolehkan berolahraga, seperti di Taman Tebet, GBK, masyarakat bisa jogging di sana. Dengan catatan tidak melakukan kerumunan dan menaati protokol kesehatan,” Syafrin menandasi. (lptn6)

Kebijakan Perdagangan Bebas Dinilai Mampu Dorong Kinerja Ekspor RI JAKARTA (Waspada) : Peneliti Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Pingkan Audrine Kosijungan mengatakan, kebijakan perdagangan bebas mampu berkontribusi pada upaya peningkatan kinerja ekspor dan perdagangan Indonesia. Saat ini pemerintah masih bekerja untuk menegosiasikan kebijakan di delapan perjanjian termasuk Uni Eropa. “ini menjadi penting karena dengan adanya perjanjian perdagangan akan mendorong untuk adanya aksi prestasi dari kedua negara yang menjalin kerjasama. Selain itu bisa membuka pasar baru untuk produk ekspor dari Indonesia dan mengurangi hambatan perdagangan antar negara berupa tarif maupun non tarif,” kata Pingkan, Kamis (13/8). Dia menjelaskan, negaranegara di dunia, tidak terkecuali

Indonesia, perlu berkomitmen serius untuk meninggalkan kebijakan proteksionisme dan memastikan perdagangan antar negara bisa tetap berjalan. Hal itu dinilai sangat penting untuk memastikan ketersediaan barang-barang penting, misalnya saja komoditas pangan, obatobatan serta peralatan medis yang merupakan komoditas penting di masa pandemi, serta bahan baku dari industri. “Neraca perdagangan sangat penting untuk kita pantau dan imbangi. Namun jangan sampai proteksionisme perdagangan yang kita lakukan justru menimbulkan dampak yang kembali menyerang kita,” imbuhnya. Menurutnya, untuk meninggalkan kebijakan proteksionisme dan memastikan perdagangan tetap berjalan adalah dengan mengeliminasi

hambatan perdagangan, baik hambatan tarif maupun hambatan non-tarif. Tarif impor diberlakukan oleh banyak negara pada peralatan medis dan peralatan pelindung pribadi. Pengenaan tarif tentu akan berdampak pada harga. “Masih ada hal strategis lainnya untuk mengoptimalisasi perjanjian yang ada, termasuk untuk mendorong ekspor dengan peningkatan beberapa hal seperti kualitas produk, branding, sistem logistik, dan sistem pembayaran. Dengan begitu dapat dilakukan dengan sinergi antara pemerintah, pelaku usaha dan masyarakat,” jelasnya. Berdasarkan data World Bank Global Economic Prospect 2020, perlambatan ekonomi akibat perang dagang dan pandemi Covid-19 mengakibatkan kontraksi hingga -13,4 persen untuk semester pertama.(mc)


Opini

B4 TAJUK RENCANA

Perayaan HUT RI Di Tengah Pandemi Covid-19 Dan Logo Salib

P

elaksanaan rangkaian Sidang Tahunan MPR RI 2020 pada Jumat, 14 Agustus 2020 harus menerapkan protokol kesehatan yang ketat karena berlangsung di tengah pandemi Covid-19 yang masih melanda dunia, termasuk Indonesia. Panitia pun mempersingkat waktu sidang dan membatasi jumlah peserta yang hadir untuk menghindari potensi penyebaran virus Corona jenis baru ini. Kalau Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan dalam pidato di Sidang Tahunan pada Jumat, 14 Agustus 2020 akan mendorong pemerintah dalam meningkatkan penanganan pandemi Covid-19. Hal itu merupakan bagian dari fungsi pengawasan DPR RI. Dia menyebut, DPR sangat fokus mendorong pemerintah meningkatkan penanganan Covid-19 dan dampaknya. Kami sampaikan ini sebagai bagian dari fungsi pengawasan yang dimiliki DPR. Dia pun mengatakan tidak hanya DPR, namun semua pihak berharap pemerintah bisa bertindak secara efektif, sigap, dan terpadu untuk memperkuat penanganan di bidang kesehatan, perlindungan sosial, pemulihan ekonomi, serta pelayanan publik. Bak gayung bersambut, Presiden Intisari: Joko Widodo (Jokowi) mengatakan Intisari: perjuangan dunia, termasuk Indonesia ‘’Semoga perayaan dalam memerangi dan menghambat Covid-19 sudah dilakukan HUT RI ke-75 tetap ber- penyebaran dengan sangat luar biasa. Segala potensi langsung meriah, walau digunakan untuk memerangi CovidNamun begitu, Jokowi juga mengatadalam suasana Covid- 19. kan bahwa penegakan nilai-nilai demok19. Tetaplah menjaga rasi tidak bisa ditawar. Juga sektor ekonomi diperlukan untuk kebangkitan Indoprotokol kesehatan’’ nesia. Demokrasi di Indonesia harus berjalan dengan baik. Penegakan nilai-nilai demokrasi juga tidak bisa ditawar. Demokrasi harus tetap berjalan dengan baik, tanpa mengganggu kecepatan kerja dan kepastian hukum, serta budaya adiluhung bangsa Indonesia, demikian kata Jokowi dalam Sidang Tahunan MPR dan Sidang Bersama DPR-DPD yang disiarkan kanalYouTube Sekretariat Presiden, Jumat (13/8). Untuk itu genda Pilkada 2020 harus tetap berjalan meskipun pandemi virus Corona (Covid-19) masih berlangsung. Pilkada 2020 harus dilakukan dengan protokol kesehatan yang ketat. Selain itu Jokowi menuturkan nilai-nilai luhur Pancasila, Negara Kesatuan Republik Indonesia, persatuan dan kesatuan nasional, tidak bisa dipertukarkan dengan apapun juga. Kita tidak bisa memberikan ruang sedikit pun kepada siapa pun yang menggoyahkannya. Sistem pendidikan nasional harus mengedepankan nilai-nilai Ketuhanan, yang berkarakter kuat dan berakhlak mulia, serta unggul dalam inovasi dan teknologi. Lebih lanjut, Jokowi mengatakan, ideologi dan nilai luhur bangsa juga tidak boleh dipertukarkan dengan kemajuan ekonomi. Menurutnya, kemajuan ekonomi membutuhkan semangat kebangsaan yang kuat. Jokowi juga menegaskan sikap pemerintah tidak pernah main-main dengan upaya pemberantasan korupsi. Upaya pencegahan harus ditingkatkan melalui tata kelola yang sederhana, transparan, dan efisien. Hukum harus ditegakkan tanpa pandang bulu, tegasnya. Lantas, bagaimana kita menyikapi perayaan HUT RI ke-75 tahun ini di tengah pandemi Covid-19? Selayaknya, semua kita menundukkan kepala, memberi hormat dan berdoa kepada para pejuang di masa perang kemerdekaan yang sudah mencurahkan segalanya, jiwa dan raganya untuk memerdekaan republik tercinta. Perjuangan Soekarno dkk sudah terwujud, tinggal kita meneruskannya dan mengisinya. Yang pasti, perjuangan kita seluruh elemen bangsa kini jauh berbeda dengan pejuang di masa lalu. Hal itu diakui oleh the founding fathers bangsa Indonesia, mereka menyebut bahwa “perjuangan kami dulu lebih mudah karena mengusir penjajah, namun perjuangan kalian setelah kemerdekaan akan lebih sulit karena melawan bangsa kalian sendiri.” Apa yang dikatakan the founding fathers di masa lalu kini terbukti. Berita perpecahan di mana-mana, terutama menjelang Pilpres dan Pemilu lalu. Kini menjelang Pilkada serentak panggung politik semakin panas dengan munculnya dinasti politik dan konflik di mana-mana. Apalagi antar tokoh saling kritik, saling menjelekkan, dan para ulama dikriminalisasi. Wajar kalau para ulama kecewa. Sebab, mereka tahu betul, bagaimana andil perjuangan para ulama (umat Islam) dalam memperjuangkan kemerdekaan RI. Mereka kecewa melihat logo HUT RI ke-75 disebut-sebut bergambar salib. Umat Islam marah, namun ada juga umat Islam yang tidak sakit hati dengan logo salib tersebut, bahkan menyebutnya sebagai karya luar bisa oleh anak bangsa. Entah apa parameternya, tidak jelas. Adalah Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden Ali Mochtar Ngabalin memberikan klarifikasi perihal bentuk logo spanduk HUT RI ke-75 yang disebut mirip salib. Ngabalin menegaskan bahwa logo itu sama sekali bukan salib. Kata dia logo itu resmi asli, logo itu sebuah karya seni yang dibuat anak Indonesia dengan kemampuan seni yang luar biasa. Entah di mana letak luar biasanya sehingga umat Islam, khususnya para ulama merasa kecewa dan marah. Semoga tidak ada efek negatifnya, perayaan HUT RI ke-75 tetap berlangsung meriah, walau dalam suasana Covid-19. Tetaplah menjaga protokol kesehatan.+

Stunting, Bukti Rezim Gagal Penuhi Kebutuhan Pokok Krisis sosial dan ekonomi yang disebabkan oleh pandemi virus corona berpotensi menyebabkan hampir tujuh juta anak mengalami stunting akibat kekurangan gizi, kata Perserikatan Bangsa Bangsa (PBB) Selasa, (28/07). Sebagaimana data lembaga pangan dunia FAO (Food and Agriculture Organization), bahwa satu dari tiga anak Indonesia adalah pengidap kekurangan gizi akut (stunting) dan sekitar 20 juta jiwa terkategori rawan pangan. Diperkuat oleh data GHI-Global Hunger Index Indonesia yang dilansir lembaga International Food Policy Research Institute (IFPRI), bahwa kelaparan di Indonesia selama dua tahun terakhir naik ke level serius. Sementara penurunan proporsi balita penderita stunting dan gizi buruk bergerak sangat lambat. Di Sumut, kasus stunting jumlahnya tinggi. Pada 2019, prevalensinya mencapai 30,11 persen, hanya berkurang 2,3 persen dibanding tahun sebelumnya. Penderitaan kaum anak yang kebanyakan berasal dari keluarga miskin ini sangat meresahkan dan harus menjadi perhatian pemerintah. Dalam workshop virtual Kupas Tuntas Stunting yang digelar Dharma Wanita Persatuan (DWP) Provinsi Sumut, Guru Besar Fakultas Kesehatan Masyarakat USU Evawany Y Aritonang selaku narasumber mengatakan, gangguan gizi dan kesehatan pada anak dapat menyebabkan tinggi badan saat lahir kurang dari 48 sentimeter. Stunting (tubuh kontet) adalah kondisi gagal pertumbuhan pada anak (pertumbuhan tubuh dan otak) akibat kekurangan gizi. Status gizi buruk pada ibu hamil dan bayi merupakan faktor utama yang menyebabkan anak balita mengalami stunting. Ada banyak sekali hal-hal yang dapat memicu terjadinya gizi buruk, di antaranya pengetahuan ibu yang kurang memadai, infeksi berulang (kronis), sanitasi yang buruk, serta terbatasnya layanan kesehatan. Jumlah anak yang mengalami stunting bukanlah sedikit. Hal ini tentu sangat disayangkan, karena terjadi di Indonesia yang notabenenya adalah negeri yang begitu kaya raya. Bahkan Indonesia memiliki semboyan “Gemah Ripah Loh Jinawi” yang menggambarkan Sumber Daya Alam (SDA) yang melimpah ruah. Bahkan potensi alam Indonesia yang “katanya” kolam susu dimana tongkat dan batu saja bisa jadi tanaman, harusnya Indonesia bisa berdaulat pangan memenuhi kebutuhan per individu rakyat Indonesia. Namun, fakta yang terjadi sangatlah berbeda, SDA yang kita punya tidak dimanfaatkan dengan baik, bahkan yang lebih menyayat hati adalah SDA yang Indonesia punya banyak dikelola oleh pihak swasta maupun negara asing. Sementara, impor pangan besar-besaran mematikan petani Indonesia, puluhan juta jiwa tidak memiliki akses air bersih dan sanitasi yang baik. Wajar saja bila angka kekurangan gizi di Indonesia membludak. Rakyat miskin di negeri yang kaya. Padahal masalah kekurangan gizi memiliki dampak yang sangat luas,tidaksajaterhadapkesakitan,kecacatan,dankematian,tetapijugaterhadappembentukan sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas dengan produktifitas optimal. Tingginya angka stunting menentukan kualitas generasi masa depan, pun menjadi bukti kegagalan pemerintah dalam mengurusi urusan rakyat, terutama dalam memenuhi kebutuhan dasar rakyat. Inilah salah satu dampak penerapan sistem Kapitalis, dimana pemerintah cenderung abai terhadap nasib individu rakyat. Kapitalisme juga tidak bersungguhsungguh mengentaskan stunting, hal ini terlihat dengan pengambilan tindakan parsial, seperti berhutang untuk mengatasinya. Alih-alih mengentaskan stunting, namun terkadang menimbulkan masalah baru. Solusi tuntas dalam mengentaskan masalah, termasuk masalah stunting takkan bisa kita dapatkan dari sistem kapitalisme. Solusi tuntas hanya akan kita dapatkan ketika sistem Islam Kaffah diterapkan. Dimana dalam sistem Islam Kaffah, negara mempunyai peran besar dalam menjamin pemenuhan kebutuhan pokok dan kesehatan tiap individu. Islam memandang bahwa kebutuhan pangan merupakan kebutuhan pokok yang wajib untuk dipenuhi oleh negara. Jaminan pemenuhan kebutuhan pokok dan kesehatan ini dilakukan pada seluruh pelosok negeri, tanpa kesenjangan sedikit pun. Dengan begitu akan terbentuk generasi yang sehat, cerdas, dan membanggakan. Bukan generasi stunting seperti yang terjadi saat ini. Meyly Andyny Mahasiswa Pendidikan Matematika FKIP UMSU.

WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020

UMSU &Tarekat Naqsabandiyya Oleh dr Arifin S. Siregar Mudah-mudahan janganlah terjadi menjadi kurikulum di UMSU untuk turut suluk, haul ke perkampungan tariqat sebagai persyaratan kelulusan

D

iberitakan di harian Waspada, tanggal 21 Juli 2020 adanya ikatan kerjasama antara UMSU Sumut dengan Tariqat Naqsabandiyyah Khahadiyah Basilam Babussalam dalam peningkatan pendidikan penelitian dan pengabdian masyarakat oleh kedua tokoh UMSU dan Tarekat Naqsabandiyyah. Hal itu sangat kita puji dan banggakan. Yang kita pertanyakan adanya keganjilan ikatan mesra tersebut dimana UMSU sebagai Perguruan Tinggi Islam, sebagai wadah penggemblengan mahasiswa yang berpendidikan Sunnah Nabi SAW yang bersih dari TBC (Tahyul, Bid’ah dan Khurafat). Yang mulanya dibina oleh Kyai H. Ahmad Dahlan tahun 1912, dimulainya dengan melalui SD, SMP, SMA dan Universitas, Pesantren dan lain-lain. Setau kita Tariqat Naqsabandiyah adalah suatu wadah bagi pengikutnya sebagai jalan/cara yang dibuat para sufi, syeikh dan mursyidnya dengan berbagai cara amalan, ibadah. Seperti zikir, do’a dan bershalawat, dengan cara-cara yang dibina oleh para sufi, syeikh dan mursyid. Sejarah membuktikan, dimana KH. Ahmad Dahlan membentuk wadah Ormas “Muhammadiyah” mempunyai visi dan misi menolak cara-cara peng-amalan ajaran Islam oleh Tariqat. Apalagi diantaranya amalan seperti Haul, Suluk dan Tawassul/ Wasilah pada orang alim yang telah wafat atau masih hidup. Zikir yang caranya tidak sesuai dengan petunjuk Nabi SAW. Misalnya adanya acara Suluk, Haul (memperingati hari wafatnya tuan syeikh atau para wali maupun mursyidnya). Haul ini kita teringat dengan peringatan hari wafatnya Nabi Isa as oleh Nasrani. Runtuhnya Kerajaan Islam di Cordova dikatakan runtuhnya kekuasaan Islam di Cordova Spanyol dikemukakan (dalam sebuah buku) terutama sebagai penyebab utamanya adalah dipicu oleh dari ketidaksamaan pemahaman (dalam masalah furu’iyah) yang pada akhirnya menimbulkan perpecahan di kalangan umat Islam. Perpecahan itu membuat kekhalifahan Islam yang berkuasa ratusan tahun di Cordova akhirnya runtuh. Adapun kerjasama dengan UMSU merupakan bentuk kebanggaan tersendiri, apalagi ada semacam kesan tentang perbedaan pemahaman antara kedua institusi. Tapi demi kemajuan Islam ke masa depan, tentunya kita tidak ingin terjebak dengan yang sifatnya furu’iyah dan yang melahirkan perdebatan. Sekarang bagaimana kesatuan dan kebersamaan dalam memajukan umat Islam di masa depan. Kemudian diberitakan juga telah dilakukan penandatanganan naskah kerjasama UMSU dengan Basilam ditandai pengangkatan Tuan guru Basilam Dr Zikmal Fuad sebagai dosen tetap. Demikian diutarakan di harian Waspada. Runtuhnya Islam di Cordova Kitab: “Bencana-Bencana Besar Dalam Sejarah Islam” oleh DR. Fatih Zaghrut” (Judul Asli : An-Nawazil Al Kubra fi At-Tarikh Al Islami, dengan 950 halaman, dengan daftar pustaka dari 156 kitab). Penyebabnya dalam kitab tersebut diutarakan : 1.Perseteruan dalam pemerintahan keluarga kerajaan sehingga menimbulkan fitnah. Demi menyenangkan sang raja para penguasa wilayah berlomba membayar upeti setinggi mungkin. 2.Raja-raja kaum Muslimin disibukkan syahwat, kemewahan, khamar, musik, fit-

nah yang melanda di antara mereka. Jatuhnya Granada dimana naiknya rajaraja penghianat, di antaranya Az-Zghar dan raja Abu Abdillah Ash Shaqhn, rela menjual tanah wilayahnya dan menyianyiakan kepentingan rakyat. Asal Mula Islam ke Cordova penyebaran dakwah Islam tahun 711 M ke Cordova (Spanyol) dipimpin Jendral Panglima perang gagah perkasa, Thariq bin Ziyad, di masa Umawayyah. Dengan menyeberangi laut selat Gibraltar, dengan mendaratkan 7.000 pasukan gagah berani. Setelah pendaratan maka mereka berhadapan dengan 20.000 pasukan Nasrani. Jendral Thariq bin Ziyad membakar seluruh kapal perangnya, seraya memberikan ultimatum pada pasukannya: “Bila kamu mundur dari medan pertempuran, maka laut menantimu dan kamu mati konyol dimakan ikan Hiu. Tetapi bila kita hadapi mereka musuh dengan Jihad Fisabilillah, maka dua kemungkinan, pertama, kita akan mati syahid; kedua, kita mangalahkan mereka dengan semangat juang dan do’a. Kita akan menang maju menguasai Andalusia tanah Spanyol, Portugal, Andora (Cordova). Maka semua pasukannya menjawab : “kita pilih maju.” Maka dengan gagah berani, tekad berjuang karena Allah, ditakdirkan Allah SWT, maka pasukan Thariq bin Ziyad memperoleh kemenangan gemilang menguasai Cordova, sehingga sekitar 700 tahun. Tetapi belakangan setelah Tariq bin Ziyad dipanggil pulang ke Maroko dan rajaraja Muslim menjadi seperti diutarakan di atas. Hal ini diketahui raja Nasrani dan kesempatan itu mereka menyerang menghancurkan raja-raja Islam. Maka raja-raja Nasrani memberikan ultimatum kepada orang Muslim di sana, supaya pulang ke Maroko atau tinggal di Cordova dengan syarat : kembali menjadi masuk Nasrani. Bila tidak mau, maka semua mereka bunuh. Sedangkan yang kembali ke Maroko, mereka ditenggelamkan di tengah laut. Jadi bila ada yang mengatakan runtuhnya kekuasaan Islam di Cordova akibat perbedaan pendapat atau furu’iyah, hal itu adalah pembohongan sejarah atau pembodohan kepada umat Islam. Seperti perpecahan beberapa saat yang lalu antara dua kubu kelompok antara pendukung Jokowi dan Prabowo, bukan karena masalah furu’iyah, tetapi dipicu masalah perebutan kekuasaan, politik, dan ekonomi. Untung saja kita terhindar dari perpecahan itu, dikarenakan jiwa besar Prabowo dengan menyediakan dirinya untuk bergabung dengan Jokowi. Amalan Tariqat di antaranya : 1.Dibaiat bersedia berjanji mengikut segala cara perserikatan tariqat yang diikutinya. 2. Diharuskan sebelum memulai membaca zikir, do’a, sholawat menghadirkan atau membayangkan roh atau wajah (rupa) dari tuan Sekhnya atau Mursyidnya, digunakan sebagai wasilah atau tawassul, untuk mendekatkan diri mereka kepada Allah SWT ketika berzikir dan berdo’a dan bersholawat, karena mereka menganggap diri mereka adalah masih ditingkat syariat (belum bersih dari maksiat). Jadi perlu orang-orang alim setingkat hakikat yang terhindar dari maksiat adalah orang-orang alim ini dianggap dekat dengan Allah SWT. Dengan demikian agar zikir, do’a, sholawat dan permohonannya didengar Allah SWT. 3.Melakukan hadiah pahala dengan

membaca Fatihah kepada Rasulullah SAW dan bacaan-bacaan lain kepada para Syekh dan Mursyid. 4.Bacaan penyebutan zikir telah mengalami modifikasi, tidak dengan cara yang dicontohkan Rasululah SAW tetapi caranya menurut metode syekh dan mursyidnya. Misalnya dalam penyebutan La ilaha illallah tidak lagi seperrti cara yang diajarkan Sunnah. Katanya bisa akhirnya membaca : Allah, Allah dengan akhirnya Hu, Hu dan seterusnya. 5. Mereka mengadakan haul yaitu hari peringatan wafatnya syekh, mursyidnya atau wali-wali semisal berkumpul disl sekitar makam para wali dengan membaca zikir, do’a dan sholawat. 6.Pengultusan dengan mengadakan Haul hari peringatan wafatnya syekh atau mursyidnya dengan amalan yang tidak disunnahkan Nabi SAW. 7.Menganggap daerah persulukan atau wilayahnya merupakan daerah yang keramat. Seperti yang kita tahu tempat yang disunnahkan Nabi SAW, makbul berdoa di antaranya adalah di daerah Arafah. 8.Mengadakan persulukan dengan cara tidak di masjid, tapi di suatu tempat tertentu (perkampungan yang dianggap daerah keramat). Visi Misi Muhammadiyah Adanya tariqat dianggap amalan demikian, maka KH. Ahmad Dahlan membentuk Ormas “Muhammadiyah” pada tahun 1912 sebagai wadah untuk dakwah, pemurnian cara-cara amalan ajaran Islam, kembali sesuai Sunnah Rasulullah SAW. Hal itu ditujukkan dalam film berjudul “Sang Pencerah”. Semua kita sudah maklum visi dan misi dakwah Muhammadiyah sebagai wadah menolak ajaran-ajaran, cara pengamalan ajaran Islam oleh tariqat di Indonesia. Maka sangat dipertanyakan, apa tujuan yang tersirat (tersembunyi), UMSU mengadakan kerjasama dengan tariqat. Tariqat adalah wadah yang dibentuk oleh para Sufi, Syekh dan Mursyid untuk cara menyampaikan mendekatkan diri kepada Allah SWT untuk berdoa, berzikir, bersalawat, membersihkan diri dari maksiat. Dimana cara-cara tersebut tidak diSunnahkan oleh Rasulullah SAW. Maka dengan kerjasama UMSU dengan tariqat, kita takut kalau-kalau terjadi kontaminasi kepada mahasiswa dan para pendidik UMSU atau jebolan doktor, profesor kelak akan turut mengikuti suluk, haul dan lainlain. Kekhawatiran ini timbul karena telah diangkatnya seorang guru besar tariqat sebagai dosen tetap di UMSU. Penjelasan: Tariqat adalah jalan atau cara latihan batin (rohani) yang dibuat para sufi membersihkan diri dari sifat-sifat ter-

cela, selalu ingat pada Allah SWT. Melalui wirid dan zikir, dibarengi tafakur, senantiasa mengingat Allah SWT. Untuk menghilangkan segala macam pengaruh dunia yang menyebabkan lupa Allah SWT. Apakah Sunnah Rasulullah SAW yang diwariskannya kepada Sahabat, belum cukup sebagai contoh teladan mendekatkan diri pada Allah SWT, untuk cara berdo’a, berzikir, bersalawat, dan menjauhkan diri dari sifat-sifat maksiat dan serakah? Justru karena di sana-sini cara-cara pengamalan tariqat yang bertujuan baik dan bagus itu, tapi cara-caranya ada penyimpangan dari Sunnah Rasulullah SAW, maka KH. Ahmad Dahlan melalui wadah Muhammadiyyah membuat umat Islam Indonesia agar terhindar dari menyikut atau bergabung dengan tariqat yang dibuat para Sufi. Nabi SAW telah berpesan: “Cukup buat kamu berpegang pada Sunnahku (Alquran dan Alhadis Shahis) maka kamu akan selamat.” Adalah misalnya: upacara haul, suluk, bertawassul/wasilah dengan cara yang tidak seperti diajarkan Nabi SAW dan Sahabat. 2.Suluk dengan iktikaf adalah berbeda, dimana iktikaf tidak ada waktu khusus dan bacaan khusus, yang harus dibaca sesuai petunjuk mursyid/syekhnya. Pelaksanaan suluk di bulan Rabiul Awal dan Ramadhan. Sedangkan iktikaf tidak memerlukan baiat dan tempat tertentu kecuali di masjid. Sedangkaan suluk harus dibaiat terlebih dahulu berjanji mau mengikuti segala aturan atau pelaksanaanya yang diajarkan mursyidnya. Dan dilakukan tempat tertentu perkampungan yang di anggap keramat. Mudah-mudahan janganlah terjadi menjadi kurikulum di UMSU untuk turut suluk, haul ke perkampungan tariqat sebagai persyaratan kelulusan. Sebagai kita maklum thariqat bukan wadah pendidikan teknologi, sosial, politik. Tetapi wadah penggemblengan diri seseorang sesuai kehendak dan cara-cara tariqatnya. Misalnya adanya wasilah dan tawassul kepada orang alim yang telah wafat, atau tempat-tempat yang dianggap keramat maupun dengan yang hidup. Dalam Islam yang dibenarkan bertawasul atau berwasilah adalah dengan : (1) Sifat-sifat Allah, (2) Dengan amal soleh, dan (3) Dengan do’a orang alim yang masih hidup dengan cara turut bersama mendo’akan. Akhirnya bila apa yang saya kemukakan ini semua, bila salah (tidak benar) maka saya mohon maaf dan pengutaraan saya itu saya ralat dan minta ampun kepada Allah SWT. Saya hanya sekedar mengingatkan untuk menjadi pertimbangan. Penulis adalah Dokter Spesialis.

Bersatu Menuju Kemerdekaan Hakiki Oleh Imam Pratomo, M.HI UUD 1945 mencerminkan kebesaran jiwa dan keluhuran akhlak yang dimiliki para pejuang bangsa ini, maka wajib bagi kita menghayati isinya...

P

eringatan hari jadi bangsa Indonesia 17 Agustus mendatang merupakan manifestasi rasa syukur kepada Allah SWT atas limpahan rahmat dan karunia-Nya. Maka kita selalu berdoa kepada Allah SWT:Ya AllahYa Tuhan kami, berilah kami ilham supaya kami tetap selalu mensyukuri nikmat-Mu yang telah Engkau anugerahkan kepada kami dan kepada ayah ibu kami dan berilah kami ilham supaya kami tetap mengerjakan amal shalih yang Engkau Ridhai. Amin. Sejak pertengahan 1997 hingga kini, konflik demi konflik terus terjadi seperti kasus GAM di Aceh, kerusuhan antar kelompok, kasus di kota-kota yang lain seperti Medan, Ambon, bahkan Jakarta, membuktikan bahwa demokrasi tidak ada artinya dalam menjalani roda pemerintahan. Jika ruang demokrasi yang begitu luas memberi kebebasan untuk berekspresi dan beraspirasi, telah menumbuhkan sikap egois, individualis, apatis, serta sikap mementingkan kelompok atau golongan. Sikap-sikap tersebut adalah pembunuh kebenaran makna demokrasi, yang tegas menyatakan bahwa kekuasaan sepenuhnya berada di tangan rakyat, dan rakyatlah yang memegang kendali dalam sistem pemerintahan, yang kedudukannya berbentuk amanat. Sikap-sikap yang jelas bertentangan dengan hakekat BhinnekaTunggal Ika, hanya akan membawa demokrasi Indonesia ke jurang kebablasan. Dimana kedemokrasiannya bukan lagi media atau alat untuk menegakkan nilai-nilai nasionalisme yang menjadi subjek dari satu niat dan tujuan (visi dan

misi) yang utuh. tetapi, menjadi ajang perseteruan dan menjadi kendaraan untuk memperebutkan kursi kehormatan yang disebut kekuasaan. Pancasila yang menjadi ruh bangsa Indonesia, yang seharusnya menjadi tolak ukur bagi pola pikir dan tindakan bangsa Indonesia untuk merealisasikan tujuan bersama dalam wadah demokrasi. Hanya menjadi objek yang mandul dalam kedemokrasiannya. Sebagai bangsa yang mempunyai kepribadian luhur, sepatutnyalah kita berterimakasih kepada para pejuang kemerdekaan bangsa dan negara kita ini yang telah berjasa menjadikan negeri ini negara yang merdeka, bersatu, berdaulat, adil dan makmur. Mereka semua adalah para pejuang yang telah ikhlas mengorbankan harta, jiwa dan nyawa demi menuju kemerdekaan hakiki, menjadikan Indonesia bermartabat di mata dunia. UUD 1945 mencerminkan kebesaran jiwa dan keluhuran akhlak yang dimiliki para pejuang bangsa ini, maka wajib bagi kita menghayati isi yang terkandung dalam pembukaan UUD 1945. Semboyan sekali merdeka tetap merdeka harus tetap terpatri dan mengakar dalam jiwa kita. Namun hendaknya kita tidak hanya pandai membuat semboyan itu tanpa ada refleksi yang nyata dalam perilaku kita. Kita bersyukur pada Allah bahwa sejak Orde Baru, mulai diwujudkan semboyan itu dalam bentuk pelaksanaan pembangunan di segala bidang. Pembangunan bidang agama ini terbukti dalam keputusan seluruh rakyat yang diwakili MPR yang menyatakan bahwa

“Azas Pembangunan Nasional adalah keimanan dan ketakwaan kepada TuhanYang Maha Esa”. Indonesia memiliki Motto “Bhinneka Tunggal Ika” yang hakekatnya mengandung nilai-nilai nasionalisme, yaitu persatuan, kesatuan, serta kebersamaan untuk satu niat dan tujuan (visi dan misi), yang dijalin erat rasa persaudaraan. Sudah tentu, keragaman yang terikat dalam Bhinneka Tunggal Ika adalah aset paling berharga bagi bangsa Indonesia untuk mewujudkan cita-cita luhurnya, yakni menata dan membangun bangsa Indonesia menjadi bangsa bermartabat yang mampu berdiri sendiri: adil, makmur, damai dan sentosa. Rasul Muhammad SAW yang diriwayatkan oleh Imam Muslim dari Sahabat Abu Hurairah pernah berpesan “Jadilah kamu semua sebagai hamba-hamba Allah SWT itu bersaudara. Seorang Muslim dengan Muslim lainnya itu adalah saudara. Karena itu, tidak boleh menzhalimi membiarkan (tidak peduli satu sama lain) dan tidak boleh menghinanya. Takwa itu adanya di sini! Rasulullah SAW menepuk dadanya tiga kali. Jika ada seorang Muslim menghina saudaranya yang Muslim, maka ia telah berbuat jahat, sebab setiap orang Muslim atas Muslim lainnya terpelihara darahnya, hartanya maupun kehormatannya”. Demikian pentingnya persatuan dan kesatuan itu harus tetap selalu dibangun sebagaimana intisari pesan Rasul SAW. Marilah kita tunjukkan pada dunia bahwa Indonesia adalah bangsa yang rukun, bangsa yang bersatu. Sejengkal tanah pun tidak ada tempat bagi siapa saja yang ingin memecahbelah persatuan dan kesatuan bangsa, pembangunan nasional kita akan tetap berjalan dengan lancar dan sukses dengan Ridha Allah SWT. “Berpeganglah kamu semuannya kepada tali Allah dan janganlah kamu bercerai-berai” (QS. alImran: 103). Penutup

Refleksi peringatan HUT Kemerdekaan RI ini merupakan upaya kita untuk tetap bersatu agar bangsa ini kokoh, kuat, tidak goyah. Inilah manifestasi kesyukuran kita pada Allah SWT. Sebagaimana semboyannya adalah “Bersatu Kita Teguh, Bercerai Kita Runtuh”. Semoga Bermanfaat ! Amin. Penulis adalah Dosen Fakultas Syariah dan Hukum UIN SU, Staf Pengajar PPMDH TPI dan Penyuluh Agama Islam Kemenag Kota Medan.

Pengumuman Redaksi menerima kiriman karya tulis berupa artikel/opini, surat pembaca. Kirim ke alamat redaksi dengan tujuan ‘Redaktur Opini Waspada’ dengan disertai CD atau email: opiniwaspada@yahoo.com. Panjang artikel 5.000-10.000 karakter dengan dilengkapi biodata dan kartu pengenal (KTP) penulis. Naskah yang dikirim adalah karya orisinil, belum/tidak diterbitkan di media manapun. Isi tulisan menjadi tanggung jawab penulis.

SUDUT BATUAH * Mendikbud: Indonesia telat buka sekolah - Mending telat, daripada tak dibuka sama sekali * Pemko diminta analisa udara kota Medan - Jangan sampai batuk menyerang bisa disangka Corona, he...he...he * Hujan deras merendam sejumlah ruas jalan di Medan - Kayaknya nunggu ‘New Medan’ baru tuntas banjir l Doe Wak


Aceh

WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020

B5 Plt Gubenur Aceh Terus Perjuangkan Pengembangan KEK Arun

Waspada/gitorolis

MEMPERINGATI 15 tahun perjanjian damai MoU Helsinki Kodam Iskandar Muda menyelenggarakan Forum Aspirasi bertema “Aceh Damai, Bangkit dan Maju.

15 Tahun Perdamaian Aceh Butuh Kemajuan Ekonomi BANDA ACEH (Waspada): Memperingati 15 tahun perjanjian damai Memorandum Of Understanding (MoU) di Helsinki, Finlandia 15 Agustus 2005, Kodam Iskandar Muda menyelenggarakan Forum Aspirasi bertema “Aceh Damai, Bangkit dan Maju” di Gedung Balai Teungku Umar Makodam IM, Banda Aceh, Jumat (14/8). Acara dihadiri Pangdam Iskandar Muda Mayjen TNI Hassanudin, Wali Nanggroe, P.Y.M. Malik Mahmud Al-Haythar, Plt Gubernur Aceh Ir Nova Iriansyah diwakili Staf Ahli Gubernur Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik Kamaruddin Andalah, Kapolda Aceh Irjen Pol. Wahyu Widada, Ketua KPA Muzakir Manaf, para Rektor se-

Banda Aceh dan para wali kota/ bupati se- Aceh. Selain itu, dihadiri pejabat utama Kodam IM, para tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh pemuda dan para mantan kombatan. Pembicara utama acara itu mantan wakil presiden HM Jusuf Kalla (JK), secara virtual di Jakarta. JK menyatakan, memperingati hari ini bukan hanya merayakan, namun mengevaluasi apa yang sudah dilakukan. “Masyarakat Aceh mempunyai spirit yang baik untuk perjuangan, dan spirit untuk maju dalam bidang ekonomi bersama,” sebutnya. JK menyatakan, perjuangan sekarang bukan lagi perjuangan berkonflik bersenjata, tetapi perjuangan memajukan demokrasi yang baik dan peningkatan ekonomi yang baik untuk semua. “Karena dua hal itu citacita perdamaian Helsinki bisa tercapai,” ujarnya. JK mengatakan, Aceh bukan hanya bagian dari suatu provinsi, tetapi merupakan modal

Wali Kota Sabang Buka Mubes IPPEMAS SABANG (Waspada): Wali Kota Sabang Nazaruddin membuka Musyawarah Besar XIV Pengurus Besar Ikatan Pemuda Pelajar dan Mahasiswa Sabang (PB IPPEMAS) di aula Bappeda Kota Sabang, Rabu (12/8). Wali Kota Sabang mengatakan, IPPEMAS merupakan forum generasi muda yang dibentuk untuk mempererat tali silaturrahmi. “Sebagai organisasi pemuda dan mahasiswa, IPPEMAS harus berperan aktif mengkritisi berbagai fenomena sosial kemasyarakatan di Kota Sabang, dengan ikut memberi sumbangsih tenaga dan pikiran demi pembangunan Sabang,” katanya. Ia berharap Mubes memilih ketua baru, menjadi wahana mempererat silaturrahmi dan ukhuwah antar anggota IPPEMAS, dengan mendahulukan kepentingan kelompok/golongan di atas kepentingan pribadi. “Ciptakan suasana organisasi yang kondusif, harmonis dengan mengedepankan kekeluargaan dalam menyelesaikan suatu permasalahan maupun dalam mengambil suatu keputusan,” ujarnya.(b18/B)

bangsa untuk memajukan NKRI. “Aceh mempunyai kekayaan dan harus dikelola baik. Dibutuhkan suatu upaya tidak hanya menunggu, dan ini semua bagian dari upaya bersama, dan apabila ada hal-hal terasa belum cukup kita lakukan maka marilah kita membangun dan memberdayakan potensi masyarakat Aceh yang sangat besar,” ulasnya. Sementara, Pangdam IM Mayjen TNI Hassanudin menyampaikan, suasana damai adalah kebutuhan mendasar umat manusia. “Ketika membicarakan “kata damai”, hal itu adalah kebalikan dengan kata penderitaan akibat perang/konflik. Aceh pernah mengalami suatu masa dalam konflik mengakibatkan penderitaan luar biasa bagi masyarakat Aceh,”

ujarnya. Mayjen Hassanudin mengatakan, bangkit memerlukan komitmen kuat atas suatu proses yang sulit, panjang dan memerlukan strategi bersama, saling percaya, saling bekerjasama, saling bersatu dan bergotongroyong. “Bagi kita semua yang memiliki niat dan tekad kuat ini, maka kebangkitan yang akan kita lakukan tentu semata-mata bagi AcehdanNKRItercinta,”jelasnya. Ia menegaskan, akan melanjutkan semangat tanah para aulia, tanah para syuhada dan tanah para pahlawan bangsa melalui semangat kebangsaan NKRI, seperti slogan Kodam Iskandar Muda, Sanggamara ; Udep Saree – Mate Syahid. Sementara, P.Y.M. Malik Mahmud Al-Haythar berterima kasih kepada Pangdam yang

menginisiasi pertemuan itu. “Alhamdulillah, pertemuan ini akan sangat bermanfaat untuk kita saling mengenal lebih dekat serta saling memahami apa saja kendala dan hambatan dalam merajut perdamaian Aceh yang telah ditandatangani 15 Agustus 2005 lalu antara Pemerintah RI dengan Gerakan Aceh Merdeka di Helsinki Finlandia” kata Wali Nanggroe. Ia bersama semua yang hadir, telah berupaya menjaga perdamaian Aceh selama 15 tahun, dimana dalam masa itu banyak tantangan dihadapi, baik tantangan internal maupun eksternal. “Namun komitmen kami untuk berdamai dan memegang teguh komitmen MoU Helsinki, bahwa Aceh dalam bingkai NKRI,” sebut Wali Nanggroe.(b19/I)

20 Pasien Covid-19 Sembuh Di Abdya BLANGPIDIE ( Waspada): 20 Pasien dinyatakan positif Covid-19 di Aceh Barat Daya (Abdya) yang sebelumnya dirawat di ruang isolasi Rumah Sakit Umum Tengku Peukan (RSUTP), dilaporkan telah sembuh. “Ke 20 pasien itu kini sudah diijinkan pulang kerumahmerekamasing-masing,”kataJuruBicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Abdya Safliati, SST, M.Kes, Jumat (14/8). Ia mengungkapkan, jumlah kasus Covid19 di Abdya mencapai 25 kasus. Dimana kasus terbanyak ditemukan dari kalangan medis yang bertugas di RSUTP Abdya, yakni 17 kasus. Sementara sisanya 8 kasus dari kalangan ma-

syarakat. Ia mengatakan, dari 25 kasus Covid-19 di ‘Nanggroe Breuh Sigupai’, sebanyak 20 pasien dinyatakan sembuh, 1 pasien isolasi mandiri, 3 masih dirawat di ruang isolasi RSUTP dan 1 orang meninggal dunia. “Sementara 20 pasien dinyatakan sembuh sudah diijinkan pulang,” ujarnya. Ditambahkan, bagi pasien Covid-19 tanpa gejala atau OTG tidak perlu melakukan tes Real Time Polymerase Chain Reaction (RT-PCR) berulang. Menurutnya, mereka hanya diwajibkan isolasi mandiri selama 14 hari untuk mencegah penyebaran Covid-19.(b21)

Ruang Isolasi RSUD Dinilai Lebih Representatif PEUREULAK (Waspada): Ruang isolasi pasien Covid-19 di RSUD Sultan Abdul Aziz Syah Peureulak, Kab. Aceh Timur dinilai lebih representatif. Hal itu terlihat dari kesiapan pihak rumah sakit menyediakan berbagai penunjang di Ruang Penyakit Infeksi New Emerging dan Reemerging (Pinere).

“Kita mengapresiasi langkah cepat manajemen rumah sakit yang menyediakan ruang Pinere untuk pasien Covid-19 tanpa gejala, termasuk pasien dalam pengawasan (PDP),” kata Bupati Aceh Timur H Hasballah HM Thaib atau Rocky, usai peresmian ruang Pinere, Jumat (14/8) di Peureulak.

Diharapkan ruang Pinere dapat dimanfaatkan dengan baik dalam melayani masyarakat, khususnya pasien Covid19. Direktur RSUD-SAAZ Peureulak Dr Dharma Widya menyebutkan,menyediakan12tempat tidur di ruang Pinere dilengkapi fasilitas pendukung. (b11)

Surat Kesehatan Harus Gratis KUALASIMPANG (Waspada): Pemkab Aceh Tamiang melalui Dinas Kesehatan, Rumah Umum Sakit Daerah dan Puskesmas, diminta memberikan secara gratis surat kesehatan bagi masyarakat yang membutuhkan. “Begitu juga halnya surat keterangan jalan yang dikeluarkan Datok Penghulu atau kepala desa, tanpa harus mengeluarkan biaya,” kata Wakil Ketua DPRK Aceh Tamiang M Nur kepada Waspada, Kamis (13/8). Ia mendukung program dalam upaya pencegahan dan memutus mata rantai Covid-19, termasuk pengetatan pengawasan di perbatasan Aceh – Sumatera melalui jalur darat pada pos cek point di kantor UPPKB Semadam. M Nur mengatakan, situasi pandemi Covid-19 ini tentunya secara umum sendi-sendi perekonomian masyarakat menurun drastis, karena itu untuk pemenuhan surat kesehatan dan surat keterangan jalan yang harus dilengkapi masyarakat, khususnya warga Aceh Tamiang untuk melintasi perbatasan agar diperoleh tanpa harus membayar. “Jika ada biaya ditimbulkan untuk pengurusan surat kesehatan, dapat ditanggulangi dengan anggaran Covid-19 yang sudah di plot pemerintah,” sebut anggota DPRK Aceh Tamiang dari Partai Demokrat itu. Namun, ia juga mengimbau masyarakat Aceh Tamiang untuk selalu menaati protokol kesehatan, terutama pemakaian masker sebagaimana sudah ditetapkan pemerintah. “Kita akui bahwa dalam pencegahan Covid-19 ini tidak serta menjadi tanggungjawab pemerintah, tetapi tanggungjawab kita semua dan mari bersama kita menjaga akan bahaya covid-19,” sebutnya.(b15)

JAKARTA (Waspada): Keberhasilan pengembangan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Arun Aceh menjadi tanggungjawab semua pihak (konsorsium) yang telah tercantum dalam Peraturan Pemerintah (PP) tentang Kawasan Ekonomi Khusus Arun Lhoksumawe. Peraturan itu ditetapkan 17 Februari 2017 di Lhoksumawe guna mengembangkan kegiatan perekonomian. “Namun hingga hari ini, komitmen penyertaan modal oleh para konsorsium baru Waspada/Ist direalisasi oleh PT Pupuk Iskandar Muda (PIM). Arti- Plt Gubernur Aceh Ir Nova Iriansyah, MT saat vidoe conference nya, konsorsium lain seperti membahas permasalahan KEK Arun, Kamis (13/8). Pertamina dan Pelindo 1 belum merealisasikan mal, sehingga proyek manfaatnya dapat dirasakomitmen mereka,” kata Plt Gubenur Aceh kan masyarakat. Ir Nova Iriansyah, MT saat mengikuti rapat virtual Sementara, Sekretaris Menteri Perekonomembahas permasalahan KEK Arun, Kamis mianWawan Suryawan, akan melaporkan hasil (13/8) di Jakarta. rapat tersebut kepada Menteri Perekonomian Padahal, kata Plt Gubernur, baik Presiden Joko Airlangga Hartarto. Ia juga berharap semua Widodo dan Menteri Perekonomian Air-langga konsorsium dapat melaksanakan komitmen Hartarto, memberikan dukungan penuh terhadap masing-masing secepatnya. pelaksanaan realisasi pengembangan KEK. KEK Arun Lhokseumawe terletak di KaSebagai Plt Gubernur Aceh, Ia hanya ingin bupaten Aceh Utara dan Kota Lhokseumawe, mengingatkan kembali bahwa KEK Arun adalah Aceh dan dibentuk berdasarkan PP No. 5/2017. proyek negara. Dalam hal ini amanahnya diemKEK ini bertumpu pada lokasi geografis Aceh bah oleh pemerintah pusat dan pemerintah yang dilintasi Sea Lane of Communication Aceh. (SloC), yaitu Selat Malaka dan mempunyai ke“Karena itu pengembangan dan keberhaunggulan komparatif untuk menjadi bagian silan pengoperasian KEK Arun tanggungjawab dari jaringan produksi global atau rantai nilai semua pihak. Apalagi kita ketahui, dibandingkan global. KEK lainnya, KEK Arun dapat dikatakan KEK KEK yang terbentuk dari konsorsium bebeterbaik saat ini dan sudah beroperasi” jelas dia. rapa perusahaan eksisting, yaitu PT Pertamina, Ia juga mengatakan, pengembangan KEK PT Pupuk Iskandar Muda (PT PIM), PT Pelindo tidak spesifik hanya untuk Aceh, tapi juga ber1 dan Perusahaan Daerah Pembangunan Aceh manfaat untuk negara. Apalagi dalam situasi (PDPA) terdiri atas tiga kawasan, yaitu kompleks pandemi Covid-19, justru peluang seperti KEK kilang Arun, Kec. Dewantara serta Desa Jamuan Arun harus mampu diberdayakan secara optiyang merupakan lokasi pabrik PT KKA.(b01)

Waspada/Ist

BUPATI Atim Rocky didampingi unsur Forkopimda memotong pita ruang Pinere di RSUD SAAZ Peureulak, Aceh Timur, Jumat (14/8).

Waspada/M. Ishak/B

BUPATI Aceh Timur Rocky berdiskusi terkait program SRS di aula Dekranasda Aceh Timur di Idi, Jumat (14/8

Aktivitas Perburuan Dalam Lokasi Suaka Badak Mulai Dilarang IDI (Waspada): Pemerintah melarang perburuan dan penebangan dengan alasan pembukaan lahan baru, dalam lokasi konservasi badak atau Suaka Rhino Sumatera (SRS) di kawasan Alur Timur, Kec. Birem Bayeun, Kab. Aceh Timur. Hal itu dinilai mutlak untuk menjamin keberlangsungan hidup berbagai satwa dilindungi, baik badak, gajah, orangutan dan harimau sumatera. “Kita berharap masyarakat tidak melakukan aktivitas dalam kawasan konservasi badak atau SRS dengan luas mencapai ribuan hektare di Birem Bayeun,” kata Bupati Aceh Timur H Hasballah HM Thaib atau Rocky, menjawab Waspada usai Rapat Koordinasi Program SRS di Idi, Jumat (14/8). Mantan gerilyawan GAM itu mengaku sangat mendukung upaya pembangunan konservasi badak sumatera di daerahnya, apalagi dirinya sebagai Kepala Daerah (KDh) bersama Wali Nanggroe Malik Mahmud Alhaytar, sudah melakukan studi konservasi badak ke Taman Nasional Way Kambas di Lampung Timur. Dari hasil studinya ke Way Kambas, bebera-

pa waktu lalu, Rocky mengaku banyak mendapatkan ilmu dan pengalaman dalam konservasi badak. Bahkan ia mengapresiasi Balai TNWK dan Yayasan Badak Indonesia (YABI) serta Forum Konservasi Leuser (FKL) yang akan mendampingi mengembangkan program SRS itu. “Kita akan berikan dukungan, baik lokasi atau perizinan lainnya. Harapan kita segera lakukan peletakan batu pertama pembangunan SRS di wilayah timur Aceh Timur ini,” kata Bupati. Sementara, Kepala Balai KSDA Aceh Agus Arianto, S.Hut mengaku serius dalam program SRS di Aceh Timur. Pihaknya akan terus berkoordinasi dengan berbagai mitra, dalam upaya pelestarian badak sumatera di Aceh Timur. “Ini potensi bagus dalam upaya pelestarian badak di Aceh, kita salut dengan dukungan bupati yang begitu tinggi terhadap dunia konservasi ini,” kata Agus menandaskan, program SRS nantinya diharapkan dapat meningkatkan populasi satwa badak sumatera serta menjadi contoh untuk daerah lain dalam melindungi satwa liar.(b11)

Gajah Jinak Mati Di Aceh SEEKOR gajah jinak usia 24 tahun ditemukan mati di Aceh, Kamis (13/8) siang. Kabar kematian gajah di Conservation Respon Unit (CRU) Sampoiniet, Kabupaten Aceh Jaya itu beredar cepat melalui berbagai media sosial. Informasi dihimpun, gajah sumatera atau Elephas Maximus Sumatranus milik Balai Konservasi dan Sumber Daya Alam (BKSDA) Aceh tersebut berjenis kelamin jantan, dan selama ini dinamai Ollo. Belum diketahui penyebab kematiannya, karena tim medis masih melakukan nekropsi. “Tim medis sedang melakukan nekropsi di CRU Sampoiniet di Aceh Jaya,” ujar sumber Waspa-

da di BKSDA Aceh. Mengenai riwayat sakit, sumber tadi menyebutkan gajah Ollo tidak memiliki tanda-tanda sakit. “Sejak 2016 gajah itu ditempatkan ke CRU Sampoiniet,” sebutnya lagi. Kematian gajah jinak di salah satu CRU di Aceh mengejutkan pegiat lingkungan, apalagi ‘Hari Gajah Sedunia’ diperingati setiap 12 Agustus, atau sehari sebelumnya. “Kita prihatin dengan kondisi ini, bukan hanya gajah liar yang mati, tapi gajah jinak juga ikut mati di Aceh,” kata Ketua Yayasan Advokasi Rakyat Aceh (YARA) Safaruddin. Abnormalitas Sementara, hasil nekropsi

dari bangkai gajah Ollo di CRU Sampoiniet, Aceh Jaya ditemukan abnormalitas berupa organ dalam yang terlihat anemis atau pucat hiperemi dan sianosis di bagian usus. Bahkan banyak cairan ditemukan di jantung. “Untuk mengetahui kepastian penyebab kematian gajah itu, maka sampel organ meliputi hati, jantung, usus, limpa, isi usus dan lidah kami kirim ke pusat Laboratorium Forensik (Labfor) untuk dilakukan uji,” ujar Kepala Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Aceh Agus Arianto menjawab Waspada, Jumat (14/8) di Idi. Ia mengatakan, hasil olah TKP pihaknya tidak menemukan hal-hal mencurigakan, ter-

masuk tidak ditemukan tandatanda kekerasan fisik, baik luka tusuk, sayat, peluru, sengatan listrik, bakar ataupun benturan. Sebagaimana diketahui, CRU Sampoiniet salah satu dari tujuh CRU di Aceh yang ditugaskan meminimalisir konflik gajah dan manusia. Keberadaan gajah-gajahmilikBalaiKSDAAceh itu diharapkan dapat menghalau dan menggiring gajah liar yang keluar dari habitatnya masuk ke pemukiman penduduk. Ollo sendiri merupakan gajah jinak jantan milik Balai KSDA Aceh. Gajah itu awalnya ditangkap di Bohorok, Sumatera Utara, dan saat itu baru berusia 4 tahun.(b11/C)

Waspada/Ist

Petugas medis melakukan nekropsi bangkai gajah Ollo di CRU Sampoiniet, Kab. Aceh Jaya, Kamis (13/8).


Sumatera Utara

B6 Kota Medan B. Aceh Binjai Bireuen B. Pidie G. Sitoli K. Jahe Kisaran Kutacane Langsa

Zhuhur 12:32 12:45 12:32 12:39 12:39 12:36 12:32 12:28 12:35 12:34

‘Ashar 15:49 16:01 15:50 15:56 15:56 15:55 15:50 15:46 15:53 15:52

Magrib 18:39 18:55 18:40 18:49 18:48 18:41 18:40 18:35 18:42 18:43

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

19:50 20:06 19:51 19:00 19:59 19:52 19:50 19:46 19:53 19:54

04:55 05:06 04:56 05:01 05:01 05:02 04:56 04:52 04:58 04:56

05:05 05:16 05:06 05:11 05:11 05:12 05:06 05:02 05:08 05:06

L.Seumawe 12:38 L. Pakam 12:31 Sei Rampah12:30 Meulaboh 12:42 P.Sidimpuan12:29 P. Siantar 12:30 Balige 12:30 R. Prapat 12:27 Sabang 12:45 Pandan 12:31

06:22 06:33 06:22 06:28 06:28 06:28 06:23 06:19 06:25 06:23

Zhuhur ‘Ashar 15:54 15:49 15:48 15:59 15:48 15:48 15:49 15:46 16:01 15:50

WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

Zhuhur ‘Ashar

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

18:47 18:39 18:38 18:50 18:35 18:37 18:37 18:33 18:55 18:37

19:58 19:49 19:48 20:01 19:45 19:48 19:47 19:43 20:06 19:47

04:59 04:54 04:53 05:04 04:55 04:54 04:55 04:52 05:05 04:56

05:09 05:04 05:03 05:14 05:05 05:04 05:05 05:02 05:15 05:06

Sibolga Sidikalang Sigli Singkil Stabat Takengon T.Balai Tapaktuan Tarutung T.Tinggi

12:31 12:33 12:42 12:35 12:32 12:39 12:27 12:37 12:30 12:30

18:37 18:40 18:52 18:42 18:40 18:48 18:34 18:45 18:37 18:37

19:47 19:50 20:03 19:52 19:51 19:58 19:45 19:56 19:47 19:48

04:56 04:57 05:03 05:00 04:55 05:01 04:51 05:01 04:56 04:53

05:06 05:07 05:13 05:10 05:05 05:11 05:01 05:11 05:06 05:03

Panyabungan 12:28 Teluk Dalam 12:35 Salak 12:33 Limapuluh 12:29 Parapat 12:30 Gunung Tua 12:28 Sibuhuan 12:27 Lhoksukon 12:37 D.Sanggul 12:31 Kotapinang 12:26 Aek Kanopan 12:28

06:26 06:21 06:20 06:31 06:21 06:21 06:21 06:18 06:33 06:23

15:50 15:51 15:59 15:54 15:50 15:56 15:45 15:56 15:49 15:48

06:23 06:23 06:31 06:27 06:22 06:28 06:18 06:28 06:22 06:20

Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut

Zhuhur ‘Ashar 15:47 15:55 15:51 15:47 15:49 15:47 15:47 15:54 15:50 15:45 15:46

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

18:33 18:40 18:40 18:36 18:37 18:33 18:33 18:46 18:38 18:32 18:34

19:43 19:50 19:50 19:47 19:48 19:44 19:43 19:57 19:48 19:42 19:45

04:54 05:02 04:57 04:52 04:55 04:53 04:53 04:59 04:56 04:51 04:52

05:04 05:12 05:07 05:02 05:05 05:03 05:03 05:09 05:06 05:01 05:02

06:21 06:28 06:24 06:19 06:21 06:20 06:20 06:26 06:23 06:18 06:19

WASPADA Pemimpin Umum Dr. Hj. Rayati Syafrin Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab H. Prabudi Said Wakil Pemimpin Umum/Wapemred H. Teruna Jasa Said Wakil Penanggung Jawab H. Sofyan Harahap Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Manajer Umum: H. Hendra DS. Manejer Iklan: H.Teruna Jasa Said, Hendrik Prayitno (Wakil), Rumondang Siagian (Medan), Lulu Lusia Damayanti (Jakarta). Redaktur Pelaksana Berita: Edward Thahir. Redaktur Pelaksana Non Berita: Dedi Sahputra (SMW Halaman Utama). Redaktur Medan: Zulkifli Harahap. Redaktur Sumatera Utara: David Swayana. Redaktur Aceh: Gito AP (SMW Halaman Utama). Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Luar Negeri: Aldion Wirasenjaya. Pj. Redaktur Nasional: T. Junaidi. Pj. Redaktur Ekonomi: Sulaiman Hamzah (Teknologi, Rumah). Humas: H. Erwan Efendi (Kabag). Promosi: H. Hendra DS (Kordinator), Hendrik Prayetno. Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: Zultamser. Asisten Redaktur: Irwandi Harahap (Halaman Utama), M. Ferdinan Sembiring (Medan, Universitaria), Diurna Wantana (Sumatera Utara, SMW Sumut-Aceh), Rizaldi Anwar (Aceh), Dedi Riono (Olahraga, Budaya), Austin Antariksa (KMS Kreasi), Armansyah Thahir (SMW Olahraga, Otomotif), Arianda Tanjung (SMW Olahraga, Kesehatan, Komunitas), Rudi Arman (SMW Medan), Syafriwani Harahap (Ragam, Keluarga, Kilas Balik), Hj. Neneng Khairiah Zen (Pendidikan,Travel, Kuliner),T. Junaidi (Hiburan), Denny Adil (Pelangi). Wartawan Kota Medan: Rudi Arman, Gito AP, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Amrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Andi Aria Tirtayasa, Rama Andriawan, Sri Wahyuni Naibaho. Olahraga: Austin E. Antariksa, Dedi Riono, Armansyah Thahir, Arianda Tanjung. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya Efendi. Koran Masuk Sekolah/KMS: Arianda Tanjung. Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator), Hasriwal AS, Dian Warastuti. Wartawan Sumatera Utara: Binjai/Langkat: Nazelian Tanjung (Koordinator), H. Riswan Rika, Ria Hamdani, Abdul Hakim, Chairil Rusli, Asrirais. Deli Serdang/Serdang Bedagai: HM. Husni Siregar (Kepala Biro), Irianto, Khairul Kamal Siregar, Edward Limbong, Edi Sahputra. Asahan/Tanjungbalai/Batubara: Nurkarim Nehe (Kepala Biro), Sapriadi, Bustami Chie Pit, Agus Diansyah Hasibuan, Iwan Hasibuan, Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang. Tanah Karo/Dairi/Pakpak Bharat: Panitra Nedy Tarigan (Koordinator), Micky Maliki, Warikam Boang Manalu, Kartolo Munthe, Natar Manalu. Tebingtinggi/Pematangsiantar/Simalungun: Muhammad Idris (Kepala Biro), Kristian Brahmana, Edoard Sinaga, Hasuna Damanik, Ramsiana Gultom. Labuhan Batu/ Labuhan Batu Utara/ Labuhan Batu Selatan: Neirul Nizam (Kepala Biro), Budi Surya Hasibuan, Syahri Ilham Siahaan, Rifiq Syahri, Denny Syafrizal Daulay. Tapanuli Utara: Parlindungan Hutasoit. Humbang Hasundutan/Samosir/Toba Samosir: Horden Silalahi, Edison Samosir, Hendro Sihaloho. Sibolga/Tapanuli Tengah: Haris Sikumbang. Tapanuli Selatan/ Padang Sidimpuan: Sukri Falah Harahap (Kepala Biro), Ahmad Cerem Meha, Mohot Lubis, M. Suhandi Nasution. Mandailing Natal: Sarmin Harahap. Padang Lawas Utara: Sori Parlah Harahap. Padang Lawas: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Kepulauan Nias: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Wartawan Aceh: Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Kepala Perwakilan), Munawardi Ismail, Muhammad Zairin, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Gito Rollies. Aceh Utara/Lhokseumawe: Maimun (Koordinator), Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah. Kuala Simpang: Muhammad Hanafiah, Yusri. Langsa: H. Ibnu Sa’dan, Dedek Juliadi, Munawar. Aceh Timur: Muhammad H. Ishak, Musyawir. Bireuen: Abdul Mukti Hasan. Pidie: Muhammad Riza. Pidie Jaya: Ferizal Gazali Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Aceh Selatan: Faisal. Aceh Barat Daya: Syafrizal. Aceh Tenggara: Ali Amran. Aceh Singkil: Arief K Helmi. Simeulue: Rahmad. Nagan Raya: Mujiburrahman.

Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada yang mengaku wartawan WASPADA tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani pemimpin redaksi

Waspada/Ist

Petugas kepolisian memberi teguran kepada masyarakat Kota Tanjungbalai yang tidak menerapkan protokol kesehatan.

Waspada/Ria Hamdani

Petugas Gugus Tugas Covid-19 Kota Binjai menggelar razia masker.

Tim Gabungan Gelar Razia Masker

Masyarakat Belum Sadar Bahaya Covid-19 TANJUNGBALAI (Waspada): Tim gabungan terdiri dari TNI/Polri, Satpol PP dan Dishub Kota Tanjungbalai menggelar razia dalam rangka meningkatkan disiplin masyarakat dalam mematuhi protokol kesehatan dan pencegahan Covid-19. Razia itu digelar di wilayah Kota Tanjungbalai, Kamis (13/ 8) malam. Hasilnya, masih banyak warga belum sadar tentang bahaya Covid-19 sehingga tidak menggunakan masker. Kemudian, tidak adanya dukungan penerapan protokol kesehatan dari para pedagang atau pelaksana usaha yang menjadi tempat berkumpul masyarakat. Misalnya, tidak ada mewajibkan jaga jarak, tidak menyediakan tempat cuci tangan yang standar seperti

penyediaan air bersih dan saluran pembuangan air, serta tidak ada pembatasan jumlah pengunjung. Sejumlah tempat yang menjadi titik razia antara lain Warung Mie Aceh Cita Rasa, rental PlayStation 25, CafeWinda dan Cafe Bunga. Seluruh sasaran razia itu berlokasi di Jl. Jenderal Sudirman Kota Tanjungbalai. Razia dipimpin Kabag Ops Polres Tanjungbalai Kompol Ngemat Surbakti, didampingi Pawas 1 Iptu J. Gultom, Pawas

2 Ipda Awaludin, personel Polres Tanjungbalai, Personel TNI-AD, Personel Satpol PP, dan Dinas Perhubungan. KapolresTanjungbalai AKBP Putu Yudha Prawira melalui Kabag Ops Kompol Ngemat Surbakti menjelaskan, pihaknya memberi imbauan kepada masyarakat yang tidak menggunakan masker, tidak menerapkan Physical Distancing. Kemudian, memonitor ketersediaan wastafel dan fasilitas cuci tangan, pemantauan jumlah pengunjung di kafe, rumah makan, warung, supermarket, tempat hiburan, warnet dan tempat keramaian lainnya. Binjai Sementara itu, Gugus Tugas (Gustu) Covid-19 terdiri dari

personel Sat Pol PP, BPBD, TNI dan polisi menggelar razia masker di Jl. Sutomo, Kecamatan Binjai Utara, tepatnya di depan Bank BRI, Jumat (14/8) sore. Razia masker ini dilaksanakan sesuai Peraturan Wali Kota (Perwal) No. 16 Tahun 2020 TentangWajib Masker. Penggunaan masker bertujuan untuk meminimalisir penyebaran virus Corona. Pantauan di lokasi razia, masih banyak didapati pengguna jalan tidak menggunakan masker. Pengendara yang melihat ada razia, memilih untuk menghindaripetugasdenganputarbalik kendaraan dan melawan arah. Kasat Pol PP Otto yang dikonfirmasi wartawan membe-

Empat Warga Toba Positif Covid-19 TOBA (Waspada): Empat warga Kabupaten Toba dinyatakan terkonfirmasi positif Covid19 hasil PCR Swab. Hal ini disampaikan Kepala BNPB Pontas Batubara di kantor Bupati Toba, Kamis (14/8). “Ada empat wargaToba yang terkonfirmasi positif Covid-19 setelah hasil swabnya kita terima. Dua diantaranya merupakan warga dengan KTP Toba, tapi sudah lama tinggal di Medan. Sementara dua lainnya tinggal di Toba,” ujar Pontas. Seorang pasien berinisial TMS, 81, warga Laguboti sebelumnya pada Senin (11/8), datang ke Rumah Sakit HKBP

guna memeriksakan kesehatannya. Pihak RSU HKBP Balige curiga pasien terindikasi Covid19, karena mengalami gangguan pernafasan berupa batuk dan demam ringan. “Pada Senin malam, langsung diambil swab dan dibawa ke RSUD Tarutung. Selasa siang kita terima hasil swab, si pasien dinyatakan positif Covid-19. Rabu malam, pasien kita rujuk ke RS Awal Bros Pekanbaru atas permintaan keluarga,” jelas Pontas. Satgas Covid-19 langsung turun melakukan tracing kepada keluarga dan perawat yang kontak langsung dengan pasien.

Sebanyak 14 orang dilakukan rapid test. Satu diantaranya kembali diambil swab dan hasil pemeriksaan PCR dinyatakan positif. “Terbaru, kita terima hasil swab atas nama AS, 45, warga Laguboti. AS merupakan hasil tracing dari pasien TMS. Sebelumnya, AS dirawat di RSUD Porsea dan segera kita rujuk,” kata Pontas. Selain 14 orang yang sudah menjalani rapid test, lanjut Pontas, kemungkinan tracing masih akan berlanjut bila ditemukan ada yang kontak erat dengan kedua penderita tersebut. Pihaknya sudah melakukan rapid test mulai Rabu sore hingga

hari Kamis siang. Sementara pihaknya masih menunggu laporan seluruh hasil rapid test dari petugas medis. Sebelumnya, satu warga Balige berinisial MNS, 28, dan satu warga Uluan berinisial YB, 25, dinyatakan positif Covid19. Keduanya merupakan warga Toba yang sudah lama tinggal di Medan. “Keduanya kini dirawat di RS Murni Teguh. Karena mereka sudah lama tinggal di Medan dan tidak ada riwayat perjalanan ke Kabupaten Toba, maka tidak kita lakukan tracing kepada warga Toba lainnya,” pungkas Pontas. (a36/C)

Warga Tanam Pohon Pisang Di Jalan Rusak SIDIKALANG (Waspada) : Merasa kesal dengan kerusakan jalan yang sudah bertahuntahun, namun tak kunjung mendapat perbaikan, warga menanam pohon pisang di pinggir jalan. Hal ini terdapat di Desa Sempung, Kecamatan Laeparira, Kab.Dairi. Warga Desa Sempung, Bahagia Sihite, 57, kepadaWaspada, Jumat (14/8) mengatakan, kerusakan badan jalan menghubungkan Sidikalang dengan Kecamatan Laeparira hingga Kecamatan Silimapunggapungga sudah cukup lama, namun tanda-tanda akan perbaikan

belum terlihat di lokasi. Ditambahkan, akibat kerusakan itu menimbulkan keluhan bagi pemakai jalan terutama bagi pengemudi kendaraan roda empat. Padahal jalan tersebut merupakanuratnadiperekonomianbagi warga di puluhan desa. Pantauan Waspada di sepanjang jalan mulai dari Desa HutaRakyathinggaParongil,Kecamatan Silimapungga-pungga, ratusankubanganterdapatmenghiasi badan. Badan atas pengawasan Pemkab Dairi itu. Jalan atas pengawasan Pemkab Dairi itu di beberapa titik terlihat sangat rusak parah. (a24/a25/C)

narkanadanyaraziamaskertersebut.“Ya, saat ini petugas yang tergabungdalamgugustugassedang laksanakan razia,” ucapnya. Dalam razia ini, lanjut Otto, pengendara yang didapati tidak mengenakan masker akan diberi teguran. “Kita lakukan sanksi secara bertahap. Saat ini

masih kita tegur,” kata Otto. Otto berharap, masyarakat tetap mematuhi Perwal No 16 Tahun 2020 serta protokol kesehatan yang sudah ditetapkan. “Ini bukan untuk kebaikan pemerintah, tapi untuk kebaikan kita bersama,” ujarnya.(a22/ a21/a34/a03/I)

Idaham Terima Siswa Seskoad BINJAI (Waspada): Wali Kota Binjai M. Idaham menerima kunjungan Kakorlap KKL Studi Wilayah Pertahanan Pasis Dikreg LIX Seskoad TA 2020, di Binjai Command Center (BCC), Senin (10/8). Rombongan terdiri dari Kolonel Inf Zunan selaku Kakorlap KKL Siswa Seskoad, Kolonel Inf Yanto Nainggolan, Mayor Arh Rendra selaku Danyon Arhanud 11/Wby dan Dandim Letkol Inf Bachtiar Susanto. Kolonel Inf Zunan mengatakan, KKL ini merupakan rangkaian proses belajar-mengajar para siswa yang selama ini belajar secara teori. Kemudian dilakukan praktik dengan mengambil data-data dan fakta di lapangan untuk mendapat gambaran implementasi nilai-nilai solidaritas dan sinergitas. Kegiatan ini guna untuk membantu perekonomian di era adaptasi kebiasaan baru khususnya di daerah Binjai. “Saya berharap agar kita bersama masyarakat dapat menjaga stabilitas perekonomian di masa pandemi Covid-19,” ujar Zunan. Wali Kota Binjai mengatakan, merupakan sebuah penghargaan ketika Pemko Binjai dijadikan sebagai salah satu obyek kegiatan KKL Pasis Dikreg LIX Seskoad TA 2020.(a12/B)

Waspada/Ist

WALI Kota Binjai M. Idaham menerima cenderamata.

Peternak Ikan Terima BLT

Waspada/Natar Manalu/B

WARGA menanam pohon pisang di pinggir jalan di Desa Sempung sebagai protes akibat kerusakan jalan.

BINJAI (Waspada) : Kementerian Kelautan dan Perikanan memberikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada para peternak ikan di kota Binjai. Menurut Kadis Pertanian dan Ketahanan Pangan Kota Binjai Agustawan ketika mendampingi perwakilan peternak ikan bertemu Wali Kota Binjai M Idaham, Kamis (13/8) ada 552 peternak ikan menerima bantuan langsung tunai. Agustawan berharap BLT dapat memacu dan membantu para peternak ikan menjalankan aktivitasnya di tengah pandemi Covid-19. Wali Kota Binjai Idaham mengemukakan dengan pemberian bantuan BLT dapat membantu para peternak ikan di kota Binjai dalam konsisi seulitnya perekonomian akibat Covid-19. (a12/B)

Pramuka Ikut Membantu Menanggulangi Covid-19 SEIRAMPAH (Waspada): Apel peringatan hari Pramuka ke-59 di Kabupaten Serdang Bedagai digelar secara sederhana dan terbatas. Kegiatan yang berlangsung di halaman kantor Dinas Pendidikan (Disdik) Sergai, Jumat (14/8) ini, tetap menerapkan protokol kesehatan. Sebelum apel, para peserta

yang merupakan pengurus dan Majelis Pembimbing Ranting (Mabiran) Gerakan Pramuka, terlebih dahulu mengikuti prosedur protokol kesehatan dengan memeriksa suhu tubuh dan menyuci tangan. Selain mengenakan masker, pengaturan jarak dalam barisan juga diberlakukan.

Ketua Kwartir Nasional (Kwarnas) Gerakan Pramuka Komjen Pol (Purn) Drs. Budi Waseso dalam amanah tertulis yang dibacakan Ketua Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Sergai Drs. Joni Walker Manik MM menyampaikan, tema hari Pramuka 2020 adalah “Peran Gerakan Pramuka ikut

Jalan Sei Bingai Amblas BINJAI (Waspada): Jalan umum Sei Bingai menuju Binjai yang berlokasi tidak jauh dari jembatan Sei Bingai amblas, Kamis (13/8). Di bawah jalan tersebut, terlihat lubang besar. Kejadian itu menghebohkan warga setempat. Menurut salah seorang warga bermarga Sitepu, awalnya warga setempat melihat pinggiran jalan itu berlubang. Ketika dilihat dengan seksama, ternyata tidak hanya berlubang saja. Bahkan, di bawah jalan tersebut terlihat lubang besar seperti gua. Diperkirakan, di bawah jalan tersebut sudah terbentuk ruang kosong tanpa diketahui warga dan pengguna jalan. Setelah amblas, maka terlihat lubang menganga seperti gua dengan diameter lingkaran 7x7 meter. “Kondisi jalan tersebut sudah ditinjau Forkopimcam Sei Binjai,” ucap Sitepu. Kasubag Humas Polres Binjai Siswanto Ginting ketika dikonfirmasi membenarkan jalan Binjai-Sei Bingai yang amblas. “Kini jalan tersebut sudah kita ambil alih pengamanannya guna mencegah hal-hal yang tidak diinginkan,” ujarnya.(a03/C)

Waspada/Edi Saputra

Ketua Kwarcab Gerakan Pramuka Sergai Drs. Joni Walker Manik, MM saat menyerahkan penghargaan Pancawarsa kepada pengurus Kwarcab Sergai, Jumat (14/8), di halaman kantor Disdik Sergai.

membantu dalam penanggulangan bencana Covid-19 dan bela negara”. Tema tersebut perwujudan dari semangat Pramuka untuk ikut membantu menanggulangi bencana Covid-19 yang sampai saat ini masih menjadi masalah besar bagi bangsa Indonesia, bahkan di seluruh dunia. Gerakan Pramuka merupakan organisasi pendidikan yang fokus bagi pendidikan anak dan remaja, dan bukan organisasi bantuan sosial. Kendati demikian, Gerakan Pramuka tetap aktif melaksanakan berbagai kegiatan bakti sosial, bakti masyarakat dan pembangunan masyarakat. Hal tersebut sejalan dengan kode kehormatan Gerakan Pramuka, berupa Dwi Satya dan Tri Satya serta Dwi Darma maupun Dasa Darma Pramuka. Bagian utamanya adalah menekankan kepada para Pramuka agar dapat menolong sesama dan mempersiapkan diri serta ikut membangun masyarakat. Saat ini, lanjutnya, patut disyukuri telah ada UU No 12

tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka. Namun, sejalan dengan perkembangan zaman, dirasakan perlunya perbaikan dalam UU tersebut, agar lebih mampu menangkap kebutuhan masa kini dan masa depan. Sehingga mampu menjadikan Gerakan Pramuka sebagai organisasi yang lebih mandiri dan bermanfaat bagi seluruh masyarakat, bangsa dan negara. Revisi UU No. 12 tahun 2010 tentang Gerakan Pramuka perlu dan mendesak untuk dilakukan, guna memberi ruang gerak yang lebih besar bagi Gerakan Pramuka dalam menggali sumber pendanaan dengan pengelolaan aset yang lebih baik, dan menjadi landasan yuridis dukungan keuangan pemerintah yang lebih tepat sasaran. Dalam hal ini, pembentukan satuan kerja tersendiri yang langsung di bawah presiden, baik selaku kepala pemerintahan maupum selaku Ketua Majelis Pembimbing Nasional (Mabinas) Gerakan Pramuka. Ke depan diharapkan, organisasi ini dapat lebih diperha-

tikan. Dengan jumlah anggota sekitar 25 juta orang, dan merupakan yang terbesar di antara organisasi kepramukaan di seluruh dunia yang mencapai 54 juta orang, Gerakan Pramuka merupakan potensi yang sangat bermanfaat apabila dapat dimaksimalkan pembinaannya. “Karenanya, bantuan pemerintah dan semua pihak sangat diharapkan agar Gerakan Pramuka dapat berkembang menjadi bagian penting dalam mewujudkan negara kesatuan Republik Indonesia yang adil dan sejahtera berdasarkan Pancasila dan UUD 1945,” tegas Budi Waseso yang disampaikan Joni Walker Manik. Dalam apel peringatan Hari Pramuka tersebut, Ketua Kwarcab Gerakan Pramuka Sergai Joni Walker Manik secara simbolis menyerahkan penghargaan Pancawarsa kepada beberapa pengurus Kwarcab Sergai sesuai Keputusan Ketua Kwartir Daerah (Kwarda) Sumut. (a15/B)


Sumatera Utara

WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020

B7

Tenaga Kerja Tapsel Merdeka Dalam Jaminan Sosial RABU 12 Agustus 2020 atau lima hari sebelum puncak peringatan HUT ke-75 RI, Pemkab Tapanuli Selatan menerima kado istimewa berupa penghargaan Paritrana Award 2019 dari Presiden RI Joko Widodo melalui Wakil Presiden K.H. Ma’ruf Amin. Pemkab Tapsel dinobatkan sebagai terbaik ketiga dari 514 kabupaten/kota se Indonesia, karena peduli terhadap perlindungan jaminan sosial bagi tenaga kerja. Prestasi ini sekaligus menjadi bukti berhasilnya kepemimpinan Bupati H. Syahrul M. Pasaribu, SH. Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin menyerahkan Paritrana Award 2019 kepada Bupati Tapsel Syahrul M. Pasaribu secara virtual atau daring, yang merupakan bagian dari upaya pemerintah dalam mencegah penyebaran Covid-19 di Indonesia. Disaksikan oleh Deputi Direktur Wilayah Sumbagut BP Jamsostek Unardin Lubis, Asisten Deputi Direktur Bidang Kepesertaan Budi Pramono, Kacab BP Jamsostek Padangsidimpuan Amri Irwansyah, Kadis Ketenagak e r j a a n Ta p s e l A r m a n Pasaribu, Kabid Anggaran BPKAD Syaiful Nasution, Kabag Humas dan Protokol Isnut Siregar. Paritrana Award adalah penghargaan tahunan bagi pemerintah daerah dan pelaku usaha yang peduli perlindungan jaminan sosial tenaga kerja. Diselenggarkan Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan

Manusia dan Kebudayaan (PMK) bersama Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan sejak tahun 2017. Kemenko PMK dan BPJS Ketenagakerjaan menetapkan beberapa kriteria penilaian bagi pemerintah provinsi, kabupaten/kota. Seperti penilaian terhadap Regulasi, produk hukum yang diterbitkan terkait program Jaminan Sosial Ketenagakerjaan. Penilaian terhadap inisiatif, peran pemerintah daerah dalam penyelenggaraan program jaminan sosial ketenegakerjaan. Insiatif ini dimaknai dengan jumlah tenaga kerja yang terlindungi, baik dari sektor Penerima Upah maupun Bukan Penerima Upah. Tim juri Paritrana Award 2019 adalah Hotbonar Sinaga dan Chazali Situmorang (praktisi dan ahli jaminan sosial), Riant Nugroho (ahli kebijakan publik), Sonny Harry Budiutomo Harmadi (ahli kependudukan), Rudi Prawitno dan Soeprayitno (unsur serikat pekerja). Kemudian Soeprayitno (APINDO), Retno Pratiwi (Direktur Jamsostek Kemenaker), Sri Purwaningsih (Direktur SUPD IV Ditjen Bina Pembangunan Daerah Kemendagri, dan Zainudin (Deputi Direktur Bidang Kepesertaan, Koorporasi dan Institusi BP Jamsostek).

BUPATI Tapsel Syahrul M. Pasaribu (kanan) menyerahkan santunan Jaminan Kecelakaan Kerja kepada keluarga peserta BP Jamsostek.

WAPRES RI Ma’ruf Amin secara virtual menyerahkan Paritrana Award 2019 kepada Bupati Tapsel Syahrul M. Pasaribu. Berdasarkan penilaian tim juri, pemenang pertama kategori Provinsi adalah Sulawesi Utara, disusul Sulawesi Selatan dan Papua Barat. Pemenang pertama kategori Kabupaten dan Kota adalah Pemko Cimahi, disusul Pemkab Sukamara dan Pemkab Tapsel. Regulasi Dan Inisiatif Bupati Tapsel Syahrul M. Pasaribu sangat bersyukur atas perolehan prestasi tingkat nasional tersebut. Terimakasih yang sebesar-besarnya disam-paikan kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam pencapaian ini. Pada posisi sekarang, Bupati Tapsel tengah memikirkan solusi menghadapi tantangan ke depan. Seperti mempertahankan jumlah kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan di tengah pandemi Covid-19. “Saya berharap perusahaan atau unsur pemerintah selalu pro aktif mengikuti program

BPJS Ketenagakerjaan. Karena program ini juga bagian yang tidak terpisahkan dalam pencapaian keberhasilan sebuah institusi,” ujarnya. Apa saja upaya Pemkab Tapsel sehingga bisa meraih Paritrana Award 2019? Syahrul menjelaskan, untuk Regulasi, tahun 2017 telah diterbitkan Peraturan Bupati Tapanuli Selatan No. 47 tentang Pelaksanaan Jaminan Sosial Bagi Tenaga Kerja Melalui Badan Penyelenggara Jaminan Sosial Ketenagakerjaan. “Insya Allah akan jadi Perda,” katanya. Sebelumnya, juga telah ada ikatan kerjasama antara Bupati Tapanuli Selatan dengan BPJS Ketenagakerjaan bagi Pegawai Negeri Sipil dan Non Pegawai Negeri Sipil No. 556/987/2015 dan No. 30/BPJSTK/022015. Kemudian tahun 2019, telah dijalin ikatan kerjasama antara BPJS Ketenagakerjaan dengan Dinas Penanaman Modal dan

Pelayanan Perizinan Terpadu Satu Pintu tentang Pembukaan Unit Layanan BPJS Ketenagakerjaan Kabupaten Tapanuli Selatan. Untuk Inisiatif, pegawai Non PNS dan perangkat desa di Tapsel telah menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan. Pertimbangannya, jika sudah ada keterjaminan dalam bekerja maka mereka akan nyaman bekerja. Tentu berimplikasi pada peningkatan produktivitas kinerja dan juga kesejahetaraannya. Adapun perlindungan yang diperoleh pegawai Non PNS dan perangkat desa di Tapsel sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan ini adalah Jaminan Kecelakaan Kerja (JKK), Jaminan Kematian (JKm) dan Jaminan Hari Tua (JHT). Tebaik Di Sumbagut Deputi DirekturWilayah Sumatera Bagian Utara (Sumbagut) Unardin Lubis mengatakan, di wilayah kerjanya yang

BUPATI Tapsel Syahrul M. Pasaribu dan Kadis PMD M. Yusuf bersama ahli waris peserta BP Jamsostek yang menerima santunan Jaminan Kematian.

BUPATI Tapsel Syahrul M. Pasaribu (kanan) dan Deputi Direktur Wilayah Sumbagut BP Jamsostek Unardin Lubis usai menerima Paritrana Award 2019. meliputi Provinsi Aceh dan Sumatera Utara, Pemkab Tapsel saat ini menjadi pemerintah daerah terbaik dalam perlindungan jaminan sosial ketenagakerjaan. “Bagi kami di Kantor Wilayah Sumbagut dan Kantor Cabang Padangsidimpuan, torehan Pemkab Tapsel ini suatu prestasi luar biasa membanggakan. Terimakasih pak Bupati, karena telah mengukir sejarah buat kita semua,” kata Unardin. Kepala Cabang BPJS Ketenagakerjaan Padangsidimpuan Amri Irwansyah menambahkan, Pemkab Tapsel memberi dukungan dan kepedulian sangat besar terhadap perlindungan jaminan sosial bagi tenaga kerja. Berkat dukungan itu, ada 188 Badan Usaha yang memiliki Nomor Pendaftaran Perusahaan (NPP) di Tapsel, dengan jumlah tenaga kerja aktif peserta BPJS Ketenagakerjaan 6.882

orang. Total iuran mencapai Rp2.497.225.687 dari total upah Rp29.330.859.548 per bulan. Kemudian ada 70 Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan unit teknis yang memiliki NPP, dengan total tenaga kerja aktif 974 orang. Total iuran mencapai Rp171.606.262 dari total upah Rp2.578.040.323 per bulan. Selain itu, ada 504 perangkat desa yang telah memiliki NPP di Tapsel, dengan total tenaga kerja aktif 2.803 orang. Total iuran per bulan mencapai Rp72.706.064 dari total upah Rp7.455.254.381 per bulan. Sehingga dari ketiga sektor ini, terdapat 762 NPP di Tapsel dengan total tenaga kerja aktif peserta BPJS Ketenagakerjaan 10.659 orang. Total iuran Rp2.741.538.013 dari total upah Rp39.364.154.252 per bulan. Klaim Jaminan Kadis Ketenagakerjaan Tapsel Arman Pasaribu dan Kadis Pemberdayaan Masyarakat dan

Desa (PMD) Muhammad Yu s u f m e n a m b a h k a n , sepanjang 2019 telah disalurkan 183 klaim jaminan kepada pega-wai Non PNS dan perangkat desa di Tapsel. To t a l santunan Rp795.135.772. Rinciannya, 4 klaim Jaminan Kecelakaan Kerja dengan total santunan Rp131.297.941. Kemudian 17 Jaminan Kematian dengan total santunan Rp408.000.000. Ditambah 162 Jaminan Hari Tua dengan total santunan sebesar Rp255.839.831. Bukan cuma kepesertaan, dukungan Pemkab Tapsel juga cukup besar dalam program sadar jaminan sosial ketenagakerjaan. Sehingga saat ini ada 4 Desa Sadar Jaminan Sosial Ketenagakerjaan di Tapsel yakni Desa Pasir Matogu, Ingul Jae, Silaiya dan Parsalakan. (a05/B)

DESA Silaiya di Kec. Sayurmatinggi merupakan satu dari empat Desa Sadar Jamsostek di Kab. Tapsel.

Padangsidimpuan Menuju Mandiri Dalam Pangan KOTA Padangsidimpuan memiliki 42 desa dan 37 kelurahan. Meski berstatus kota, wilayah pedesaannya masih lebih luas dibanding kelurahan. Demikian juga dengan lahan pertanian, lebih luas dari pemukiman. Menurut Badan Pusat Statistik (BPS), tahun 2019 jumlah penduduk kota ini 221.827 jiwa dan bermukim di enam kecamatan. Dari jumlah itu, angkatan kerja sebanyak 12.237 jiwa dan bukan angkatan kerja 41.718 jiwa. Pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) telah berdampak buruk bagi seluruh sektor kehidupan masyarakat. Paling terdampak adalah sektor perekonomian, tidak terkecuali masyarakat Kota Padangsidimpuan. Sejalan dengan program nasional dalam mengantisipasi dampak pandemi Covid19yangberkepanjangan,Pemko Padangsidimpuan sedang menjalankan program mandiri pangan. Rakyat diajak cerdas memanfaatkan lahan. “Kita ajak masyarakat memanfaatkan sumber daya alam yang ada, untuk memenuhi kebutuhan pangan dan mendongkrak perekonomian,” kata Wali Kota Padangsidimpuan Irsan Efendi Nasution.

Komoditi Pemko Padangsidimpuan berupaya mengubah pola sirkulasi penyediaan pangan masyarakat selama ini. Dari mendatangkan komoditi kebutuhan bahan pokok dari luar daerah menjadi mandiri atau produksi sendiri. Sejak 2020, pendampingan terhadap petani di enam kecamatan semakin ditingkatkan. Padi yang ditanam di Padangsidimpuan hingga bulan Juli sudah mencapai 6.793 hektare dan yang sudah panen 5.725 hektare, dengan hasil 34.692 ton gabah kering panen. Komoditi jagung yang ditanam 210 hektare dan panen 237 hektare dengan hasil 1.859 ton. Luas panen lebih besar dari tanam, karena ada yang ditanam di 2019 dan baru panen di 2020. Tanaman kedelai seluas 49 hektare dan semuanya sudah dipanen dengan hasil 67 ton. Selain padi, jagung dan kedelai (Pajale), komoditi yang ditanam di Padangsidimpuan adalah ubi kayu. Sepanjang 2020, luas yang ditanam sudah 132 hektare dan panen 122 hektare dengan hasil 3.854 ton. Ubi jalar, ditanam 47 hektare dan panen 47 hektare dengan hasil 581 ton. Kacang panjang ditanam 57 hektare dan 52 hektare sudah panen dengan hasil 1.308 ton. Cabai mencapai

WALI Kota Irsan Efendi Nasution bersama Dandim 0201/TS dan BPTP Sumut, tanam perdana padi varietas unggulan di sawah petani dampingan. 118 hektare dan 85 hektare sudah panen dengan hasil 819 ton. Tomat 86 hektare dan baru panen 79 hektare dengan hasil 3.522 ton. Bawang merah ditanam 35 hektare dan 21 hektare sudah panen dengan hasil 295 ton. Terung 32 hektare dan panen 28 hektare dengan hasil 858 ton, buncis 7 hektare dan panen 9 hektare dengan hasil 295 ton, sawi 50 hektare dan semua sudah dipanen dengan hasil 1.119 ton. Komoditi ketimun yang ditanam sudah 23 hektare dan panen 27 hektare dengan hasil 616 ton. Tanaman kangkung mencapai 54 hektare dan semua sudah panen dengan hasil 1.611

ton. Bayam yang sudah ditanam mencapai 64 hektare dan panen 68 hektare dengan hasil 1.520 ton. Bawang Merah Kepala Dinas Pertanian Pemko Padangsidimpuan Parimpunan Siregar didampingi Kabid Tanaman Pangan dan Hortikultura Bambang Supriono mengatakan, penanaman komoditi yang lagi tren di kota ini adalah bawang merah. “Sejak beberapa tahun lalu, kita kenalkan penanaman bawang merah kepada petani. Komoditi ini memiliki nilai ekonomi yang bagus, ditambah alam kita yang sangat mendukung untuk bercocok tanam bawang merah,” katanya. Tahun 2020, bercocok

WAKIL Wali Kota Sidimpuan Arwin Siregar bersama Kadistan, Kadis Perindag dan Asisten II panen cabai di kebun petani dampingan.

tanam bawang merah sudah diminati petani Sidimpuan. Karena keuntungannya bisa lebih dua kali lipat dari modal. Misalnya, total tanam 2,3 hektare dengan modal Rp10 juta. Dalam waktu 65 hari hasil panen bisa mencapai Rp30 juta. Berdasarkan pendataan di setiap kecamatan, bawang merah paling luas ditanam di Sidimpuan Tenggara, yaitu 6 hektare. Sidimpuan Selatan dan Angkola Julu masing-masing 4 hektare. Sidimpuan Hutaimbaru 3 hektare, Sidimpuan Utara dan Batunadua masing-masing 2 hektare. Meski luasannya lebih sedikit dibanding komoditi lain, peminat atau yang menanam

WALI Kota Irsan Efendi Nasution bersama Kadis Pertanian Parimpunan Siregar dan lainnnya melakukan panen bawang merah di Kec. Sidimpuan Angkola Julu. bawang merah mengalami tren yang terus meningkat tiap bulan. Hal ini karena faktor nilai ekonomi yang lebih baik dan masa tanam lebih singkat. Karena itu, di tengah kondisi pandemi Covid-19, masyarakat pemilik atau penyewa lahan yang terdampak secara ekonomi disarankan untuk mencoba mengubah komoditi tanamnya ke bawang merah. Meski demikian, Dinas Pertanian tetap mendukung masyarakat untuk bercocok tanam komoditi lainnya. Berbagai program bantuan dan pendampingan terus dilakukan sehingga setiap komoditi petani mengalami peningkatan hasil yang memuaskan.

Ikan Selain tanaman, Dinas Pertanian juga memprogramkan ketersediaan ikan air tawar. Sebab, hingga saat ini kebutuhan ikan air tawar masyarakat Padangsidimpuan masih bergantungkePasaman,SumateraBarat. “Pak Wali Kota menginstruksikan kami mengaktifkan seluruh Balai Benih Ikan untuk mendukung ketersediaan bibit. Kemudian memperbanyak pendampingan terhadap kolam perikanan rakyat,” ujarnya. Bukan itu saja, dalam program ketersediaan ikan, Dinas Pertanian bersinergi dengan institusi yang memiliki program ketahanan pangan seperti Polres Padangsidim-puan.

Puluhan ribu bibit ikan telah dilepas di kolam rakyat dan lubuk larangan. Baru-baru ini, Wakil Wali Kota Arwin Siregar bersama Kapolres Padangsidimpuan AKBP Juliani Prihartini melepas 10.000 bibit ikan di sungai atau lubuk larangan masyarakat Kelurahan Wek I dan Wek III. Wali Kota Irsan Efendi Nasution memfungsikan Balai Benih Ikan di dekat bendungan Paya Sordang Kec. Sidimpuan Tenggara. “Saya minta BBI ini dikelola lebih optimal dan profesional, sehingga kebutuhan ikan kita tidak tergantung ke daerah lain,” katanya. (a05/B)

WAKIl Wali Kota Arwin Siregar dan Kapolres Padangsidimpuan AKBP Juliani Prihartini tabur benih ikan di sungai lubuk larangan.


Kreasi

B8

WASPADA Sabtu 15 Agustus 2020

Praktik Lapangan Tolak Ukur Mahasiswa PKL STIK-P

S EJAK

diumumkan pertama kali pada Maret lalu, kemunculan Covid-19 di Indonesia berdampak ke semua sektor. Tak hanya pada sektor bisnis dan medis, pandemi juga menghantam sektor pendidikan, di mana mahasiswa merasakan dampak virus yang belum mereda di Tanah Air ini.

Waspada Online/Lihavez

PROSES wawancara diwajibkan bagi mahasiswa PKL di Waspada Online sebagai pelengkap berita.

Salah satu yang memberatkan mahasiswa di tengah pandemi adalah Praktik Kerja Lapangan (PKL) atau dikenal dengan istilah magang. Namun begitupun, PKL tetap harus dilakukan, mengingat kegiatan yang satu ini merupakan salah satu syarat penunjang kelulusan bagi mahasiswa. Tidak main-main, kegiatan PKL ini juga kerap dijadikan sebagai tolak ukur apakah skill ataupun ilmu yang didapat selama menempuh pendidikan di perkuliahan sudah berjalan dengan baik. Tidak hanya skill, namun juga etika maupun attitude dalam bekerja dan bersosialisasi juga diperhitungkan dalam kegiatan ini. Sebagai salah satu kegiatan yang penting tentunya kalian harus mempersiapkannya dengan baik. Hal ini juga tampaknya harus dilakukan mahasiswa semester VII di Sekolah Tinggi Ilmu Komunikasi “Pembangunan” (STIK-P) Medan yang sedang menjalani PKL. Rata-rata mahasiswa STIKP kini tengah menjalani masa PKL di sejumlah perusahaan media baik cetak maupun elektronik. PKL itu sendiri bertujuan lebih mengenalkan kegiatankegiatan nyata dalam ruang lingkup industri media sebelum mahasiswa menggelutinya kelak begitu menyandang gelar sarjana. Terlebih memang, dalam PKL ini siswa dituntu untuk mampu PKL juga dilaksanakan sebagai salah satu syarat menunjang kelulusan dari kampus masing-masing. Tentunya, ilmu tersebut dapat dikembangkan mahasiswa setelah menerima materi yang selama ini didapat di bangku kuliah. Sayangnya, kegiatan PKL tahun ini agak terhambat karena banyaknya perusahaan yang menolak untuk menerima ma-

hasiswa magang. Beruntung, masih ada lokasi yang bersedia menjadi wadah pembelajaran bagi anak-anak STIK-P, seperti Waspada Online, LKBN Antara Sumut, TVRI Sumut, Kaldera.id, dan kitakininews. Julia Permata Sari Ginting, mahasiswa STIK-P konsentrasi Broadcasting, mengatakan telah lama membayangkan dirinya magang di sebuah perusahaan media. Bahkan dirinya telah menyebarkan surat permohonan PKL ke perusahaanperusahaan impiannya sejak April lalu. “Sayangnya, kasus Covid19 terus meningkat. Seluruh surat pengajuan PKL yang dikirim pun berbalas dengan penolakan,” katanya. Kendati begitu, Julia bersyukur karena pihak kampus turut membantu permasalahan mahasiswa dan akhirnya mendapatkan tempat di salah satu media online ternama di Sumut, yakni Waspada Online. Ketertarikannya menjalankan magang di perusahaan media ini memacu semangatnya untuk berkenalan dengan dunia jurnalistik dan broadcasting. “Selama menjalankan periode magangnya, saya diberikan tugas dan materi yang terkadang tidak mudah dijalani. Namun hal itu tidak menjadi kendala, saya justru beryukur dengan perhatian para mentor, karena akhirnya banyak memiliki referensi dan pengalaman,” katanya, Jumat (14/8). “Saya ditugaskan untuk liputan di lapangan, lalu menulis beritanya dengan cepat dan tepat. Tak hanya berita, ada kalanya kita merekam dengan video. Untungnya, bekal materi kuliah di kampus turut membantu saya selama praktik di sini,” tambah cewek yang juga hobi tarik suara ini. Menjalankan PKL di bidang

SMANTig Gelar Workshop Pemantapan PJJ Bagi Guru SMA Negeri 3 Medan menggelar Workshop Pemanfaatan Microsoft Teams sebagai Media Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) di sekolah tersebut, Jl. Budi Kemasyarakatan, Medan, yang berakhir Rabu (12/8) lalu. Kegiatan yang digelar selama tiga hari tersebut mendatangkan dua narasumber yang berkompeten di bidangnya. Adapun dua narasumber tersebut, yakni Mesayu Ardiningtyas SPd dan Rahmat Affandi SKom. Dalam keterangannya, Mesayu mengatakan pelatihan yang dilakukan ini sebagai pemantapan bagi para guru dalam menjalankan pembalajaran jarak jauh, khususnya dalam memai aplikasi Microsoft Teams. Karena memang aplikasi ini dinilai lebih efektif dalam menjalankan proses pembelajaran jarak jauh. “Sejauh ini Alhamdulillah pelatihan berjalan lancar dan baik, terlebih memang pelatihan seperti ini sangat dibutuhkan. Para guru juga terlihat sangat bersemangat dan paham de-

Waspada/Arianda Tanjung

GURU SMAN 3 Medan semangat mengikuti Workshop Pemanfaatan Microsoft Teams sebagai Media Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) di sekolah tersebut, Jl Budi Kemasyarakatan, Rabu (12/8). ngan materi yang diberikan selama tiga hari,” terangnya. “Materi yang diberikan beragam di antaranya mengenai sejumlah fitur seperti Microsoft Office, Exel, dan khususnya Microsoft Teams. Inti dari pelatihan ini memang membuat kelas digital melalui Microsoft Teams,” tambah Mesayu. Dirinya berharap agar ke depan para guru di SMANTig dapat

seragam memakai aplikasi pembelajaran daring, seperti MicrosoftTeams ini. Sebelum pelatihan, para guru memakai aplikasi yang beragam, seperti zoom, goggle classroom, dan lainnya. Setelah belajar aplikasi Microsoft Teams ini diharapkan bisa seragam. Reni Agustina, salah seorang guru SMANTig, mengaku senang dengan pelatihan seperti

ini. Karena sudah pasti mendapatkan wawasan baru, terlebih tentang aplikasi yang dipakai untuk pembelajaran jarak jauh. “Harapannya aplikasi yang telah dipelajari ini dapat dipakai dan dimanfaatkan sebaik mungkin oleh para guru. Ini agar pembelajaran di tengah pandemi Covid-19 tetap berlangsung dengan baik,” tegasnya. *Arianda Tanjung

Perpustakaan SMANTig Lima Besar Terbaik Di Sumut SEBAGAI salah satu sekolah favorit di Sumatera Utara, SMA Negeri 3 Medan terus meningkatkan kualitas fasilitas belajar mengajar di sekolah tersebut. Salah satunya perpustakaan

sekolah, yang merupakan tempat para siswa mencari refrensi pembelajaran. Dengan koleksi buku-buku yang lengkap di perpustakaan SMANTIg, maka tak heran bila

Waspada/Arianda Tanjung

KOORDINATOR Perpustakaan SMANTig Sri Hanurawati Daulay MSi menerima penghargaan usai masuk dalam lima besar perpustakaan terbaik di Sumut untuk tingkat SLTA.

perpustakaan tersebut menyabet lima besar perpustakaan terbaik di Sumut. Hal ini usai menjuarai lomba perpustakaan sekolah tingkat SLTA sederajat yang digelar Dinas Perpustakaan dan Arsip Sumut, beberapa waktu lalu. Terkait prestasi tersebut, Koordinator Perpustakaan SMANTig Sri Hanurawati Daulay MSi mengaku bangga dan senang atas capaian prestasi tersebut. Terlebih ini pertamakalinya SMANTig diundang untuk mengikuti lomba perpustakaan tingkat provinsi. “Alhamdulillah meski ini yang pertama, SMANTig bisa masuk lima besar. Pastinya ini dapat menjadi motivasi untuk tahun-tahun berikutnya, dan ini juga tidak terlepas dari du-

kungan pihak sekolah, terutama Ibu Kepala SMANTig, Hj Elfi Sahara,” katanya, Jumat (14/8). Ditanya indikator penilaian, Sri mengakui memang ada beberapa item penilaian yang dilakukan di antaranya keadaan fisik perpustakaan, jumlah buku perpustakaan, kelengkapan tehnologi (IT) perpustakaan, dan keberadaan sirkulasi udara dalam ruang perpustakaan. “Tentunya beberapa item ini ke depan kalau diberi kesempatan untuk kembali bertanding maka akan diperbaiki sebaik mungkin. Yang jelas memang ajang ini dinilai baik, karena dapat menjadi motivasi bagi sekolah untuk meningkatkan mutu perpustakaan yang dimiliki,” tutupnya. *Arianda Tanjung

Siswa dan Guru Tetap Semangat Belajar Di Tengah Covid-19 SD Kemala Bhayangkari 1 Medan PANDEMI virus Corona atau Covid-19 dengan jumlah kasus yang terus bertambah hingga saat ini membuat Dinas Pendidikan di sejumlah wilayah memperpanjang waktu Pembelajaran Jarak Jauh (daring) hingga waktu yang belum dapat ditentukan. Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) juga turut dilakukan oleh SD Kemala Bhayangkari 1 Medan. Sudah hampir kurang lebih lima bulan, sekolah yang terletak di Jalan H Misbah Medan ini memberikan materi melalui video kepada para siswanya. Kepala SD Kemala Bhayangkari 1 Medan, Dra Supriana MPd, mengatakan proses belajar mengajar berjalan sebagaimana biasa meski saat ini belajar

dari rumah dan disesuaikan dengan kalender akademik sekolah. Hanya saja, saat ini metode pembelajaran siswa diberikan lewat video yang edukatif dan kreatif oleh para guru. “Jadi memang untuk tingkat SD ini, para guru tidak menggunakan aplikasi seperti zoom, goggle classroom, dan lainnya. Namun materi diberikan videovideo yang dibuat guru, dengan konsep menarik dan edukatif,” kata Supriana, Jumat (14/8). “Alhamdulillah kehadiran teknologi sangat membantu dalam proses pembelajaran di saat ini. Meski tidak seefektif saat tatap muka, setidaknya dengan bantuan orangtua, cara ini dapat meminimalisir siswa agar tetap belajar.,” tambahnya. Dikatakan, para guru juga

terlebih dulu diberikan Pelatihan Pembuatan Video Pembelajaran Jarak Jauh. Meski tidak mudah para guru tetap semangat mempelajarinya, terlebih pembelajaran ini dilakukan berkelanjutan. “Menghadapi kondisi saat ini, sinergitas amatlah dibutuhkan. Orang tua juga harus mendukung upaya sekolah agar target pembelajaran tercapai walau tidak semaksimal biasanya. Sebagaimana juga dalam menghadapi cobaan Corona ini, pemerintah, masyarakat, dan seluruh bidang kerja harus bahu membahu,” katanya. “Tak lupa saya berharap agar SD Kemala Bhayangkari 1 Medan tetap menjadi pilihan orang tua untuk menyekolah-

Waspada/Arianda Tanjung

SISWA SD Kemala Bhayangkari 1 Medan menunjukkan hasil karyanya yang dilakukan saat pembelajaran jarak jauh. kan anaknya di sini. Karena memang kami tetap memprioritaskan siswa agar menjadi SDM yang berkualitas dan berdaya saing,” tutupnya. *Arianda Tanjung

Waspada Online/Ega Ibra

MAHASISWA STIK-P Medan mendapat kesempatan langka saat diberi tugas liputan bersama Basarnas di Sungai Babura, Sabtu (8/8) lalu.

Waspada Online/Ega Ibra

SALAH satu mahasiswa STIK-P sedang wawancara perwakilan Basarnas Medan di akhir liputannya. jurnalistik tentu menjadikan tantangan bagi Julia. Di saat banyak perusahaan memberlakukan sistem Work From Home (WFH) akibat wabah Covid-19, Julia justru harus terjun ke lapangan. “Kalau tidak terjun lapangan itu hasilnya jadi kurang maksimal. Hasil liputan yang sudah saya kerjakan seperti kehilangan tenaga kalau tidak terjun langsung ke lapangan. Toh begitu, kami tetap diingatkan menerapkan protokol kesehatan setiap saat,” ungkap Julia. M Agus Utama SSos, Redaktur Pelaksana Waspada Online juga mentor PKL STIK-P, mengaku wajar banyak perusahaan

media tidak membuka ruang bagi mahasiswa praktik. Agus menyebutkan dampak pandemi Covid-19 tidak dapat diprediksi dan di luar kendali. “Wajar saja kalau banyak yang tidak membuka lowongan PKL. Di masa pandemi ini, mahasiswa PKL belum terlalu diprioritaskan, karena karyawannya saja dianjurkan WFH,” terangnya. “Tapi kita tetap terus membantu mahasiswa dapat kesempatan PKL dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat. Apalagi mayoritas redaksi lulusan STIK-P, jadi wajar kami komit mendidik adik-adik calon jurnalis nantinya,” sebut Agus

Waspada Online/Fachril

USAI temu pers dan wawancara, mahasiswa STIK-P foto bersama pelatih PSMS Medan Philep Hansen di Stadion Kebun Bunga Medan. yang lulusan tahun 2006 silam. Selain wajib dijalani, Agus berpendapat PKL merupakan kesempatkan yang sangat penting dan tidak boleh disia-siakan oleh mahasiswa manapun. Pasalnya, PKL menjadi ruang

dan peluang mahasiswa belajar serta menggali potensinya masing-masing agar familiar dengan realitas dunia kerja. *Arianda Tanjung & Ondang


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.