MEDAN(Waspada): Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Sumut Drs H Eddy Syofian, MAP mengimbau masyarakat Sumatera Utara agar tetap tenang dan menghormati proses hukum yang sedang dilakukan KPK. Selain itu, katanya, kepada wartawan Jumat ((22/10) malam, masyarakat diimbau memberi kepercayaan penuh kepada aparat penegak hukum dengan tetap menghormati Lanjut ke hal A2 kol. 3
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
http://epaper.waspadamedan.com
SABTU, Wage, 23 Oktober 2010/15 Zulqaidah 1431 H
No: 23305 Tahun Ke-64
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017
Terbit 24 Halaman (A1-12, B1-12)
Harga Eceran: Rp2.500,-
KPK TAHAN SYAMSUL JAKARTA (Waspada): Mantan Bupati Langkat, kini Gubernur Sumatera Utara H Syamsul Arifin resmi menjadi tahanan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dalam kasus dugaan korupsi APBD Kab. Langkat untuk Tahun Anggaran 2000-2007.
Antara
SALAM KOMANDO: Kapolri Komjen Pol. Timur Pradopo (kiri) bersalam komando dengan pejabat lama Kapolri Jenderal Pol. Bambang Hendarso Danuri seusai acara pelantikan Kapolri di Istana Negara, Jakarta, Jumat (22/10).
Janji Jenderal Timur
Tuntaskan Rekening Gendut Dan Century JAKARTA(Waspada): Jenderal Pol. Timur Pradopo yang baru dilantik sebagai Kapolri menggantikan Jenderal Pol. Bambang Hendarso Danuri berjanji dalam 100 hari pertama kepemimpinannya, ia akan menuntaskan kasus-kasus menonjol, di antaranya kasus Bank Century dan rekening gendut perwira polisi. “Ya justru itu, pas program 100 hari kasus ini (rekening gendut) sudah terungkap, dan nantinya akan diajukan ke pengadilan melalui kejaksaan,” kata Timur di sela-sela open house di kediaman dinas Kapolri di Jl. Teuku Umar, Jakarta, kemarin. Sementara untuk kasus lain-
nya, Timur berjanji akan mengelolanya secara intensif. Ia berjanji akan mengakomodir kepentingan publik demi terciptanya rasa aman di tengah masyarakat. “Bukan hanya penegakan hukum saja, langkah preventif juga. Keikutsertaan masyarakat juga kita kelola secara utuh,” ujarnya. Soal terorisme juga masih menjadi perhatian kepolisian. “Kami punya program deradikalisasi dengan ulama, itu menjadi program kemitraan,” ujarnya. “Yang penting bukan pengungkapan kasusnya, tapi daya tangkal dan lain sebagainya, agar Indonesia lebih baik.” Lanjut ke hal A2 kol. 6
Penahanan Syamsul dalam kasus korupsi saat menjabat sebagai Bupati Langkat.Ia diduga melakukan tindak pidana korupsi yang merugikan keuangan negara sebesar Rp102,7 miliar. Syamsul Arifin dibawa dari gedung KPK ke Rutan Salemba, Jakarta Pusat, pukul 20:15. Pantauan Waspada sejak pagi hingga malam hari, saat memasuki mobil Syamsul, yang dicegat wartawan hanya mengatakan, hal ini merupakan resiko pemimpin. “Ini risiko seorang pemimpin,” tegas Syamsul tegar dalam menghadapi permasalahan yang melilitnya. Dengan pegawalan dari petugas KPK, Syamsul yang juga Ketua DPD Partai Golkar Sumut menjalani pemeriksaan dari pukul 10:35 datang ke KPK dan langsung dibawa ke Rutan Salemba. Drama penahan Syamsul berawal dari informasi dari salah seorang tim penyidik KPK kepada wartawan yang menunggu kepastian hukum yang melilitnya.
Warga Terkejut Meski Ditahan Tetap Gubsu MEDAN (Waspada): Para warga di kawasan Jl. STM Gg. Sukadarma Medan, mengaku terkejut dengan berita penahanan Syamsul Arifin oleh KPK di Jakarta, Jumat (22/10) malam. Mereka mengenal mantan Bupati Langkat itu sebagai orang yang rendah hati akrab dengan para tetangga. “Dia tidak pandang-pandang bulu. Kalau dia sempat, pasti selalu datang kalau di undang. Biarpun yang ngundang itu orang biasa-biasa aja,” kata seorang tetangga Syamsul yang bermarga Lubis di Jl. STM Gang Sukadarma Medan. Karena sosoknya itu, kebanyakan para tetangga mengaku tetap menyukai Syamsul meskipun mendengar kabar tentang kasus dugaan korupsi yang
Kloter 10 Tinggalkan Medan Seorang Jamaah Wafat MEDAN (Waspada) : Calon jamaah haji Kloter 10 asal Labuhanbatu meninggalkan Medan menuju Makkah, Jumat (22/10) siang. Dari 455 calhaj, ada tiga orang yang tidak berangkat. Seorang meninggal dunia atas nama Siti Amar Rambe Binti Jenda Jolo,73, asal Labuhan-
batu. Seorang sakit atas nama Sudarno Bin H Kartoinangun Abdullah,53, dan seorang pendamping Tumini Binti Ponirin Sembiring. Kedua calhaj ini berada di RS Haji Medan. Demikian Ketua PPIH Embarkasi Medan Drs H Syariful Mahya Bandar MAP, Sekretaris
lat berjamaah di Masjidil Haram. Ada yang membaca Alquran, ada yang berzikir di depan Ka’bah, tetapi ada yang memandangi Kabah dari lantai II Masjidil Haram. Demikian dilaporkan wartawan Waspada T. Dony Paridi melalui SMS dari Makkah, Jumat (22/10) malam. Menurut Dony, cuaca di Makkah cukup cerah sehingga para jamaah tidak terganggu dalam menjalankan ibadah. Dia bersama rombongan tergabung dalam Kloter 2 Embarkasi Medan, tiba di Makkah Kamis (21/10) dinihari. Dalam perjalanan panjang ke Makkah dari Madinah, setelah miqat di
Drs H Abd Rahman Harahap MA melalui Humas Drs HM Sazli dan Wiznul Hadrin, S.Sos, Jumat (22/10). Sazli menyebutkan, keterangan diperoleh dari Dr Ziad dari pihak kesehatan PPIH Embarkasi Medan, bahwa calhaj asal Labuhanbatu yang meninggal sebelum berangkat ke tanah suci, Siti Amar Rambe Binti Jenda Jolo,73,setelah sempat mengikuti pembinaan pemantapan bagi calhaj, pukul 23:35 ia mengalami setelah serangan jantung dan hanya 15 menit berikutnya meghembuskan nafas terakhir, sebelum sempat dibawa ke RS Haji Medan. Satu jam berikutnya, almarhum langsung diberangkatkan ke daerah asalnya di Dusun Padang Aloban Siborgot, Bilah Hulu Labuhanbatu. “Dengan begitu, sudah empat orang calhaj asal Sumut meninggal dunia. Panji Siswanto kloter 2 yang meninggal saat mengikuti penerbangan ke Makkah, Ramli Lubis Kloter 5 meninggal di RS Haji Medan, Erlangga Muslim, Kloter 3 yang
Lanjut ke hal A2 kol. 6
Lanjut ke hal A2 kol. 6
Makkah Padat MAKKAH(Waspada): Suasana Kota Makkah semakin padat, Jumat(22/10. Para jamaah haji yang mulai berdatangan dari berbagai penjuru dunia dalam beberapa hari terakhir ini membuat Kota Makkah makin semarak. Apalagi suasana Kota Makkah cukup cerah, sehingga para jamaah terlihat tekun dalam menjalankan ibadah. Para jamaah haji Indonesia gelombang pertama yang sudah tiba di Makkah, menyegerakan untuk melakukan umrah wajib setelah istirahat secukupnya di pemondokan yang disediakan. Sementara, banyak jamaah melakukan tawaf mengelilingi Kabah sebelum dan setelah sha-
sedang menimpanya. Namun pastinya, tambah Lubis, dengan penahanan tersebut, kemungkinan suasana di kediaman pribadi Gubsu yang biasanya selalu diserbu warga Medan itu akan menjadi sepi. Sementara, hingga pukul 21:00, rumah Gubsu sendiri terlihat sepi. Ada beberapa kali mobil yang keluar masuk rumah itu. Menurut beberapa penjaga, sejak Kamis memang hanya istri dan ibu mertua Syamsul yang berada di rumah itu. Secara terpisah, Jasman, warga Setia Budi Medan juga mengungkapkan keprihatinannya terkait penahanan terhadap
Manfaat Haji
Keluarga Menangis MEDAN (Waspada): Para keluarga yang mengantarkan Gubernur Sumatera Utara Syamsul Arifin ke Jakarta untuk memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi, Jumat (22/10) pagi diVip room Bandara Polonia Medan, diwarnai isak tangis. Sedangkan malamnya KPK resmi menahan Syamsul Arifin dalam kasus dugaan korupsi APBD Langkat. Turut mengantarkannya, adik Syamsul, Om Din dan Chairuddin yang akrab disapa “Kecik”. Mereka menangis saat melepas keberangkatan abangnya. “Tidak ada kata-kata pelepasan, hanya terlihat suasana menangis yang ada,” ujar sumber layak dipercaya di Bandara Polonia, kemarin siang. Termasuk adik Syamsul, ada empat orang saudara Syamsul yang mengantar ke VIP room Bandara Polonia. Mereka menggunakan baju koko dan semua dalam suasana haru mendalam melepas mantan Bupati Langkat itu ke Jakarta.
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Kesawan, Suasana Berkelas Khas Medan Tempo Doeloe KESAWAN setelah hampir 100 tahun masih menampilkan keelokkannya. Padahal arus modernisasi dengan nuansa kapitalisnya yang deras telah mengubah wajah Kota Medan di Jl. Ahmad Yani, yang masa lampau disebut Jl. Nienhuysweg. Meskipun hingar bingar deru kenderaan
dan kemacatan lalu lintas serta kehadiran gedung baru telah mengikis keelokan gaya kolonialnya, tetapi kesan kawasan elit tempo doeloe Kota Medan masih menyisakan kelasnya.
Lanjut ke hal A2 kol. 2
Waspada/Surya Efendi
RESTORAN Tip Top masih menghadirkan suasana tahun 1934 di mana di dindingnya terpajang foto barisan tentara Hindia Belanda melintasi depan restoran itu.
Lanjut ke hal A2 kol. 6
RANGKAIAN ayat al-Qur’an di atas mencan-tumkan bahwa ibadah haji mengandung manfaat. Memang Lanjut ke hal A7 kol. 1
Waspada/Andi Nasution
SLAMET, 19, anak pertama dari Poniran, 50, dan Kusumiati, 45, dipasung sejak 11 tahun lalu, Jumat (22/10).
Gubsu Syamsul Arifin
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Slamet 11 Tahun Hidup Dalam Pasungan
DAN serulah manusia untuk mengerjakan haji, niscaya mereka akan datang kepadamu dengan berjalan kaki, atau mengenderai unta yang kurus, mereka datang dari segenap penjuru yang jauh; agar mereka menyaksikan berbagai manfaat untuk mereka dan agar mereka menyebut nama Allah pada beberapa hari yang telah ditentukan atas rezeki yang Dia berikan kepada mereka berupa hewan ternak. Maka makanlah sebagian darinya dan (sebagian lagi) berikanlah untuk dimakan oleh orang-orang yang sengsara dan fakir. (al-Qur’an, al-Hajj 22: 27-28)
Ini risiko seorang pemimpin
Pukul 19:45, dua kenderaan mobil Kijang KPK yang membawa Syamsul, B 2040 BQ dan B 2039 BQ parkir di teras kantor KPK. Pukul 20:15,Syamsul bersama petugas memasuki mobil Kijang B 2040 BQ. Disebutkannya, Syamsul akan ditahan dan dibawa ke Rutan Salemba di Jalan Percetakan Negara, Jakarta Pusat. Kepastian ditahannya Syamsul diketahui saat ia keluar dari kantor KPK dikawal petugas keamanan KPK. Sedangkan cuaca di Jl. HR Rasuna Said kawasan kantor KPK terjadi hujan angin. Dalam keterangan persnya, Kepala Humas KPK Johan Budi mengatakan, berdasarkan penyidikan ditemukan bahwa Syamsul saat menjadi Bupati Langkat diduga telah menyalahgunakan APBD 2000-2007.
HISTORY HISTORY
NASIB Slamet tidak seperti jejaka lainnya. Dalam usia 19 tahun ini, dia terpaksa hidup dalam pasungan akibat menderita gangguan kejiwaan. Sejak tahun 1999, Slamet, anak pertama dari pasangan Poniran, 50, dan Kusumiati, 45, warga Jalan Batangkuis, Desa Telaga Sari, Dusun II, Kecamatan Tanjungmorawa, Kabupaten Deliserdang, mengidap gangguan kejiwaan. “Sebelumnya kondisi Slamet sehat dan bermain seperti layaknya anak-anak lainnya. Namun sejak mengalami sakit, dia terpaksa dipasung di rumah,” kata Poniran saat dikunjungi Waspada di kediamannya, Jumat (22/10). Menurut Poniran yang sehari-harinya sebagai buruh
‘
‘
Hormati Proses Hukum
Antara
Lima Kelompok Bersenjata Berkeliaran Hari Ini 8 Jenazah Dikembalikan MEDAN (Waspada): Kapolda Sumut, Irjen Pol. Oegroseno memperkirakan masih ada empat atau lima orang kelompok bersenjata pelaku perampokan Bank CIMB Niaga, Medan dan penyerang Mapolsek Hamparan Perak, Deliserdang yang “berkeliaran”. Di antara mereka, sebut Kapolda, masih ada yang memiliki senjata api. “Dari belasan orang kelompok bersenjata itu, diperkirakan empat atau lima lagi masih belum tertangkap,” katanya kepada wartawan, Jumat (22/10), di Mapoldasu. Dia menandaskan, polisi masih terus mengejar para pelaku. Dari perkiraan jumlah itu, satu di antaranya diperkirakan masih berada di Dolok Masihul. Tetapi tidak tertutup kemungkinan pelaku sudah berpindah tempat. “Kalau dia tertembak dan meninggal saat baku tembak kemarin, tentu mayatnya ditemukan,” kata Kapolda. Untuk mengantisipasi kemunculan para tersangka, polisi rutin melakukan operasi dan razia di perbatasan, atau daerah-
Mengobati Rindu 12 Tahun Menabung AP
Rooney Arogan BEBERAPA tahun lalu ada seorang striker Manchester United yang bernama Ole Gunnar Solskjaer. Penyerang asal Norwegia yang selalu nampak segar hingga diberi gelar ‘Pembunuh Dengan Wajah Kanak-kanak,’ karena ambisinya yang senantiasa mencetak sebanyak-banyaknya gol. Bahkan dia juga dijuluki sebagai pemuda berpandangan baik dan pencetak gol yang menentukan. Kini, United memang melihat duplikat Solskjaer pada Wayne Rooney. Hanya saja Rooney memiliki temperamen amat berbeda. Tidak seperti Solskjaer, mantan bomber Everton itu sering bertingkah karena
Lanjut ke hal A2 kol. 6
SEPULANG menunaikan ibadah haji 12 tahun silam, pasangan Asriyah Nasution dan M Amin asal Panyabungan ini kembali menabung uang hasil jerih payahnya agar bisa melaksanakan ibadah haji di tahun 2010 ini. Meski sedikit tersendat karena beberapakali tabungannya harus digunakan untuk biaya berobat akibat sakit yang dialami Asriyah yang divonis dokter diabetes, tekad suami isteri ini tidak terbendung lagi. “Mengumpulkan uang selama 12 tahun memang lama, tapi itulah salah satu cara yang bisa kami lakukan agar berangkat lagi ke Tanah Suci,”kata Asriyah yang bergabung dalam Kloter 11, Jumat (22/10).
Lanjut ke hal A2 kol. 1
daerah terpencil di Sumut. Kapolda menyebutkan, razia dilakukan secara normatif, dan dilaksanakan oleh masingmasing Polres.
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Komnas Ke T. Balai Selidiki Soal HAM TANJUNGBALAI (Waspada) : Komisi Nasional Hak Azasi Manusia (Komnas HAM), turun ke Kota Tanjungbalai untuk mengumpulkan bukti-bukti dugaan pelanggaran HAM terhadap tersangka teroris Ahmad Ghazali dan keluarganya, Jumat (22/10). Investigasi Komnas HAM dipimpin langsung oleh ketuanya, A Karim, bersama dua anggota yakni, Asri dan Tuti. Tim turun dan meninjau langsung rumah Ahmad Ghazali di Jalan Sehat, Gg Pesat, Kel Bungatanjung, Kec Datukbandar Timur, Kota Tanjungbalai. Selain mengumpulkan bukti-bukti dari dalam rumah, tim juga mengambil keterangan para tetangga Ahmad Ghazali, termasuk sejumlah saksi mata yang mengetahui penggerebekan rumah Ahmad Ghazali oleh Densus 88 Anti Teror September 2010. Dari lokasi kejadian, kegiatan tim Komnas HAM berlanjut ke Mapolres Tanjungbalai. Tujuannya, untuk menindaklanjuti dugaan pelanggaran HAM atas istri dan anak Ahmad Ghazali saat diamankan di Mapolres Tanjungbalai selama 7 x 24 jam. Kapolres Tanjungbalai AKBP Puja Laksana dikonfirmasi Waspada, membenarkan kedatangan Komnas HAM. Menurut Kapolres, Komnas HAM ke Tanjungbalai dalam rangka menindaklanjuti laporan Tim Pembela
Lanjut ke hal A2 kol. 6
erampang Seramp ang - Prihatin ASRIYAH dan suaminya.
Waspada/Anum Saskia
Medan 24-34 C
P.Sidimpuan 19-300C
R.Prapat 25-33 0C
Penyabungan 19-30 0C
Berastagi 18-280C Berawan
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Prakiraan Cuaca 0
Sibolga 21-330C BMKG Polonia
Hujan guntur
ISSN: 0215-3017
Terbit 20 Halaman (A1-12, B1-8) z z Harga Eceran: Rp 2.500,-
“Tak Ada Haji Tanpa Izin”
Kloter 10 Tinggalkan Medan, Seorang Wafat
Lanjut ke hal A2 kol 4
Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)
http://epaper.waspadamedan.com
SABTU, Wage, 23 Oktober 2010/15 Zulqaidah 1431 H z No: 23305 * Tahun Ke-64
MEDAN (Waspada): Calon jamaah haji Kloter 10 asal Labuhanbatu meninggalkan Medan menuju Makkah, Jumat (22/10) siang. Dari 455 Calhaj, ada tiga orang yang tidak berangkat. Seorang meninggal dunia atas nama Siti Amar Rambe Binti Jenda Jolo,73, asal Labuhanbatu. Seorang sakit aras nama Sudarno Bin H Kartoinangun Abdullah,53, dan seorang pendamping Tumini Binti Ponirin Sembiring. Kedua Calhaj ini berada di RS Haji Medan. Demikian Ketua PPIH Embarkasi Medan Drs H Syariful Mahya Bandar MAP, Sekretaris Drs H Abd Rahman Harahap MA melalui Humas Drs HM Sazli dan Wiznul Hadrin, S.Sos, Jumat (22/10). Sazli menyebutkan, keterangan diperoleh dari Dr Ziad dari pihak kesehatan PPIH Embarkasi Medan, bahwa Calhaj asal Labuhanbatu yang meninggal sebelum berangkat ketanah suci, Siti Amar Rambe Binti Jenda Jolo,73,setelah sempat mengikuti pembinaan pemantapan bagi Calhaj, pukul 23.35 ia mengalami setelah serangan jantung dan hanya 15 menit berikutnya menghembuskan nafas terakhir, sebelum sempat dibawa ke RS Haji Medan. Satu jam berikutnya, almarhum langsung diberangkatkan ke daerah asalnya di Dusun Padang Aloban Siborgot,Bila Hulu Labuhanbatu. “Dengan begitu, sudah empat orang Calhaj asal Sumut meninggal dunia. Panji Siswanto kloter 2 yang meninggal saat mengikuti penerbangan ke Makkah, Ramli Lubis Kloter 5 meninggal di RS Haji Medan, Erlangga Muslim, Kloter 3 yang meninggal dunia di Madinah Rabu lalu pukul 17.30 WAS, almarhum penduduk Huta III Perlanaan Bandar Simalungun yang keempat Siti Amar Rambe,”kata Sazli kemarin sembari menyebutkan dalam kloter 10 ini pria termuda antas nama Rahmat Bakti,20. Calhaj wanita
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947
Nenek Koyimah (L.Batu): Senangnya Saya Sudah Berada Di Sini
Antara
MAKKAH (Antara): Pihak keamanan di kota Makkah kini memperketat sejumlah bus yang masuk kota tersebut, termasuk bus-bus jamaah haji Indonesia menjalani pemeriksaan administrasi. Hingga Jumat (22/10), bus yang mengangkut 2.277 jamaah kloter dari Madinah tak luput dari menjalani pemeriksaan di pos Jumum, 25 km sebelah utara Makkah. Pemerintah Arab Saudi, seperti juga beberapa tahun silam, tak menginginkan jamaah yang tak memiliki Nenek Koyimah visa haji memasuki Makkah. Dalam pekan ini, Gubernur Makkah Pangeran Khaled Al-Faisal berencana meluncurkan kampanye “Tak ada haji tanpa izin”. Hal ini berarti, pemerintah Makkah akan membatasi kendaraan kecil masuk ke Makkah. Langkah ini, kata Ketua Komisi Pelaksana Haji Provinsi Makkah, Abdullah AlKhodairy, seperti dikutip Arabnews.com, Rabu (20/10) tengah malam waktu setempat, “Akan memberikan kontribusi keberhasilan haji tahun ini.” Jamaah Indonesia yang datang awal di Makkah, Rabu malam, telah menyelesaikan ibadah umrah mereka. Kamis (21/10) 5.195 jamaah Indonesia dari Madinah juga bergerak
SHALAT JUMAT. Ratusan ribu umat Islam memadati pelataran Masjidil Haram, Makkah, usai berlangsungnya Shalat Jumat (22/10). Jutaan umat Islam dari penjuuru dunia terus berdatangan ke Makkah guna menunaikan ibadah haji.
Lanjut ke hal A2 kol 1
KPK Tahan Syamsul Di Salemba JAKARTA (Waspada): Mantan Bupati Langkat, kini Gubernur Sumatera Utara Syamul Arifin resmi menjadi tahanan KPK dalam kasus dugaan korupsi APBD Kabupaten Langkat untuk Tahun Anggaran 2000-2007. Penahanan Syamsul dalam kasus korupsi saat menjabat sebagai Bupati Langkat.Ia diduga melakukan tindak pidana korupsi yang merugikan keuangan negara sebesar Rp102,7 miliar.
Syamsul Arifin dibawa dari gedung KPK ke Rutan Salemba, Jakarta Pusat, pukul 20.15. Pantauan Waspada sejak pagi hingga malam hari, saat memasuki mobil Syamsul, yang dicegat wartawan hanya mengatakan, hal ini merupakan resiko pemimpin. “Ini resiko seorang pemimpin,” tegas Syamsul tegar da-
lam menghadapi permasalahan yang melilitnya. Dengan pegawalan dari petugas KPK, Syamsul yang juga Ketua DPD Partai Golkar Sumut menjalani pemeriksaan dari pukul 10.35 datang ke KPK dan langsung dibawa ke Rutan Salemba. Drama penahan Syamsul berawal dari informasi dari
salah seorang tim penyidik KPK kepada wartawan yang menunggu kepastian hukum yang melilitnya. Pukul 19:45, dua kenderaan mobil Kijang KPK yang membawa Syamsul, B 2040 BQ dan B 2039 BQ parkir di teras kantor KPK. Pukul 20;15,Syamsul bersama petugas memasuki
Polisi Kantongi Identitas 2 Pelaku Perampok BRI
Jumat (22/10) pada laporan hasil pemeriksaan atas laporan keuangan pemerintah Aceh tahun 2009 di ruang paripurna DPR Aceh. Dalam penyampaian itu, Kepala Sub Auditorat Aceh I Syamsudin menyebutkan,
IDI RAYEUK, Aceh Timur (Waspada): Terkait perampokan BRI Unit Lhoknibong, Kecamatan Pantee Bidari, Kab. Aceh Timur, Selasa (19/10) sekira pukul 10:30, yang mengakibatkan dua pelaku tewas ditembak dan dua lainnya berhasil kabur, kini jajaran Polres Aceh Timur, telah berhasil mengantongi dua nama pelaku yang diduga memiliki senjata api jenis AK-47. Bahkan, komando polisi setempat telah diperintahkan agar tembak di tempat jika terjadi perlawanan dari pelaku. Petugas memperkirakan, dua pelaku yang kabur sesaat setelah terjadi perampokan BRI Lhoknibong, kini masih dalam wilayah Aceh Timur dan Aceh Utara dan belum berhasil kabur ke Medan, Sumatera Utara. Demikian diungkapkan, Kapolres Aceh Timur, AKBP Drs Ridwan Usman, kepada Waspada , Jumat (22/10) petang. Menurut Ridwan
Lanjut ke hal A2 kol 1
Lanjut ke hal A2 kol 7
Waspada/Gito Rolis
WAKIL Gubernur Aceh Muhammad Nazar menerima laporan berkas hasil audit BPK RI terhadap laporan keuangan Pemerintah Aceh tahun 2009 , Jumat (22/10) diserahkan oleh Kepala Sub Auditorat Aceh I Syamsudin.
Temuan BPK RI Rp8,8 Miliar
Pemerintah Aceh Tidak Patuh Pakai Anggaran BANDA ACEH (Waspada): Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI perwakilan Provinsi Aceh menemukan indikasi kerugian negara dan pemakaian anggaran oleh pemerintah Aceh yang tidak sesuai terhadap peraturan perundangundangan hal itu disampaikan Kepala Sub Auditorat Aceh I,
mobil Kijang B 2040 BQ. Disebutkannya, Syamsul akan ditahan dan dibawa ke Rutan Salemba di Jalan Percetakan Negara, Jakarta Pusat. Kepastian ditahannya Syamsul diketahui saat ia keluar dari kantor KPK dikawal petugas keamanan KPK. Sedangkan cuaca di Jalan HR Rasunan Said kawasan
kantor KPK terjadi hujan angin. Dalam keterangan persnya, juru bicara KPK Johan Budi mengatakan, berdasarkan penyidikan ditemukan bahwa Syamsul saat menjadi Bupati Langkat diduga telah menyalahgunakan APBD 2000-2007. Berdasarkan perhitungan
PARAPAT (Waspada): Stan Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Sumatera Utara yang berlokasi di sekitar Open Stage Parapat tempat perhelatan berbagai pertunjukan festival budaya menjadi daya tarik tersendiri bagi masyarakat umum dan pelajar. Di lokasi stan, pengunjung dapat mengetahui informasi secara detail tetang beragai objek dan destinasi pariwisata Sumut. Sejak dibukannya festival Pesta Danau Toba 2010, Disbudpar Sumut di bawah kepemimpinan Kepala Dinas
MEDAN (Waspada): Para keluarga yang mengantarkan Gubernur Sumatera Utara Syamsul Arifin ke Jakarta untuk memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi, Jumat (22/10) pagi di Vip room Bandara Polonia Medan, diwarnai isak tangis. Sedangkan malamnya KPK resmi menahan Syamsul Arifin dalam kasus dugaan korupsi APBD Langkat Rp102,7 miliar. Turut mengantarkannya, adik Syamsul, Om Din dan Chairuddin yang akrab disapa “Kecik”. Mereka menangis saat m e l e p a s k e b e ra n g k a t a n abangnya. “Tidak ada katakata pelepasan, hanya terlihat suasana menangis yang ada,” ujar sumber layak dipercaya di Bandara Polonia, kemarin siang. Termasuk adik Syamsul, ada empat orang saudara Syamsul yang mengantar ke VIP room Bandara Polonia. Mereka menggunakan baju koko dan semua dalam
Lanjut ke hal A2 kol 4
Lanjut ke hal A2 kol 8
Antara
GUBERNUR Sumatera Utara Syamsul Arifin memenuhi panggilan pemeriksaan Komisi Pemberantasan Korusi (KPK) di Jakarta, Jumat (22/10). Syamsul diperiksa sebagai tersangka dalam kasus dugaan korupsi dana APBD Kabupaten Langkat yang diduga merugikan negara senilai Rp31miliar.
Masyarakat Dan Pelajar Antusias Kunjungi Stan Disbudpar Sumut Di PDT
LHOKSEUMAWE (Waspada): Walikota Lhokseumawe Munir Usman bersama istri, Sukmawati, tercatat jamaah terakhir calon haji (calhaj) Aceh. Walikota Lhokseumawe/istri bertolak dari Lhokseumawe, bersama 36 calhaj lainnya, dilepaskan oleh Wakil Walikota Lhokseumawe Suadi Yahya di Lapangan Hiraq Jl Merdeka Lhokseumawe, Jumat (22/10). Jumlah calhaj di kota yang membawahi empat tingkat kecamatan ini 268 orang di antaranya laki-laki 121 orang, perempuan 142 orang plus 5 petugas. Jamaah tertua,
GUNUNGTUA ( Waspada): Pihak keluarga dari Maulub, tahanan Lembaga Pemasyarakatan (LP) Cabang Gunungtua yang menjadi korban penyiksaan yang dilakukan petugas Rumah Tahanan Cabang Gunungtua menyampaikan protes keras. Mereka sangat keberatan ter hadap perlakuan tersebut. “Keluarga akan bermusyawarah menentukan langkah berikut, pihaknya tidak ada yang terima atas perlakuan kekerasan itu,” kata Mu a l d o n g R i t o n g a , abang Maulub kepada Waspada, Jumat (22/10). Pihak keluarga mengaku tetap melanjutkan upaya penuntutan serta penyelesainnya, tanpa terkecuali atas kejadian itu. Sebelumnya,
Lanjut ke hal A2 kol 4
Lanjut ke hal A2 kol 7
Manfaat Haji
RANGKAIAN ayat al-Qur’an di atas mencan-tumkan bahwa ibadah haji mengandung manfaat. Memang Lanjut ke hal A8 kol 1
Lanjut ke hal A2 kol 7
Keluarga Menangis Melepas Syamsul
Antara
PELANTIKAN KAPOLRI. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Ibu Negara Ny. Ani Yudhoyono (kanan) memberikan ucapan selamat kepada Kapolri Komjen Pol. Timur Pradopo (kiri) beserta istri Ny. Irianti Sari Handayani seusai acara pelantikan Kapolri di Istana Negara, Jakarta, Jumat (22/10).
Kapolri Berjanji Tingkatkan Kepercayaan Masyarakat JAKARTA (Antara): Presiden Susilo Bambang Yudhoyono melantik Komisaris Jenderal Polisi Timur Pradopo sebagai Kepala Kepolisian Negara Republik Indonesia (Kapolri) di Istana Negara, Jakarta, Jumat (22/10). Presiden Yudhoyono dan Wakil Presiden Boediono tiba di tempat pelantikan pada
Keluarga Maulub Protes Keras Petugas LP
Dan serulah manusia untuk mengerjakan haji, niscaya mereka akan datang kepadamu dengan berjalan kaki, atau mengenderai unta yang kurus, mereka datang dari segenap penjuru yang jauh; agar mereka menyaksikan berbagai manfaat untuk mereka dan agar mereka menyebut nama Allah pada beberapa hari yang telah ditentukan atas rezeki yang Dia berikan kepada mereka berupa hewan ternak. Maka makanlah sebagian darinya dan (sebagian lagi) berikanlah untuk dimakan oleh orangorang yang sengsara dan fakir. (al-Qur’an, al-Hajj 22: 27-28)
semetara, kerugian negara sekitar Rp99 miliar. Pe n a h a n a n t e r h a d a p Syamsul oleh KPK kata Johan Budi, untuk kepentingan penyidik. “KPK melakukan upaya penahan selama 20 hari terhitung sejak 22 Oktober 2010. Saat ini tersangka ditahan di
Waspada/M Jakfar Achmad
PELEPASAN: Walikota Lhokseumawe,Munir Usman (kanan), turun panggung pelepasan Calhaj menuju bus di lapangan Hiraq, Jl Merdeka Lhokseumawe, Jumat (22/10).
Walikota Lhokseumawe Jamaah Terakhir Calhaj Aceh
pukul 15:00 WIB. Sejumlah pimpinan lembaga tinggi negara dan para menteri Kabinet Indonesia Bersatu II juga hadir. Selain itu, para perwira tinggi kepolisian juga berada di tempat acara, termasuk Komjen Pol Nanan Soekarna yang sempat Lanjut ke hal A2 kol 4
Pasien Mengeluh, Obat Sering Hilang
Antara
BERIKAN PENGUMUMAN. Angota TNI dari Kodim Boyolali dengan menggunakan pengeras suara memberikan pengumuman tentang status gunung Merapi yang saat ini naik menjadi siaga di Desa Selo, Keacmatan Selo, Kabupaten Boyolali, Jateng, Jum’at (22/10).
Kondisi Merapi Point of No Return SLEMAN (Antara): Kepala Pusat Vulkonologi Mitigasi Bencana Geologi, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral Surono menegaskan, kondisi Gunung Merapi saat ini tak akan kembali ke posisi semula atau telah mencapai Merapi Masuk Kondisi “Point of No Return”. “Jika melihat perubahan yang terjadi sejak September hingga saat ini, diperkirakan Gunung Merapi sudah mencapai kondisi `point of no return`, artinya tak akan kembali lagi ke keadaan semula,” katanya saat sosialisasi di Balai Desa Kepuharjo, Cangkringan, Sleman, Jumat (22/10). Lanjut ke hal A2 kol 2
TARUTUNG (Waspada): Belakangan ini kalangan pasien dan masyarakat yang berobat di Rumah Sakit Umum (RSU) Tarutung mengeluh karena sering kehilangan obatobatan yang dibeli di apotek dengan harga mahal. Hilangnya obat tersebut terjadi justru di rumah sakit itu yang seharusnya membuat pasien nyaman berobat, namun justru menimbulkan kekhawatiran. Pasalnya, akhir-akhir ini banyak pasien di RSU Tarutung mengeluh karena sering kehilangan obat dan kurang mendapat pelayanan yang prima dari petugas rumah sakit. Ironisnya obat-obatan
Lanjut ke hal A2 kol 5
Serampang - Obatnya mungkin ‘ditelan’ ... - He.... he....he....
Berita Utama
A2
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
Sinode Agung XI GPP Dibuka
Kapolres Madina Buka Diklat Pencegahan Narkoba PANYABUNGAN (Waspada): Kapolres Mandailing Natal AKBP Hirbak Wahyu Setiawan membuka secara resmi kegiatan Pendidikan dan Pelatihan Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba bagi pemuda se-Sumatera Utara di Pondok Pesantren Subulussalam Sayurmaincat Kotanopan, Jumat (22/10). Selain Kapolres, tampak hadir dalam kegiatan tersebut Ketua Gerakan Anti Narkoba (GAN) Indonesia/Ketua Pusat Informasi Narkoba Sumut (PIMANSU) Zulkarnain Nasution, Ketua Laskar Anak Bangsa Sumut (LARAS) M Suhary Lubis, Camat Kotanopan H Martua Lubis, Kapolsek Kota-
nopan AKP S Zufri Siregar, Koramil 14 Kotanopan Kapten Slamet, kepala sekolah seMandailing Julu, para kepala desa dan tokoh masyarakat dan ulama setempat. Dalam sambutannya, Kapolres memberi apresiasi kepada LARAS Sumut, GAN Indonesia dan PIMANSU yang melaksanakan acara itu. Sebab dengan acara ini berarti kepedulian untuk memberantas narkoba bukan saja ada di pihak Polisi tapi juga di pihak generasi muda. “Secara langsung ini salah satu bentuk nyata membantu aparat penegak hukum mencegah peredaran narkoba”, katanya Dikatakan, untuk konteks Mandailing Natal, ada tiga titik
rawan yang menjadi peredaran Narkoba yang perlu diwaspadai, yaitu di Kecamatan Panyabungan Timur, Kotanopan dan Tambangan. Daerah ini selalu dijadikan pengedar sebagai lalulintas lewatnya barang haram ini. Kapolres mengimbau generasi muda di Madina menghindari narkoba karena berdampak pada kesehatan, ekonomi dan merusak tatanan sosial. Ketua Panitia Pelaksana Lokot Husda Lubis dalam sambutannya mengatakan, acara ini berlangsung 22 hingga 27 Oktober diikuti 100 peserta yang terdiri dari pelajar tingkat SLTA se-Mandailing Julu, OKP, dan Ormas. (cpin) Waspada/Marolop Panggabean
SINODE AGUNG GPP XI: Wakil Bupati Taput Bangkit Parulian Silaban,SE (tengah), Kakanwil Kementerian Agama Pempropsu H. Simatupang MPd (kiri), Bishop GPP Pdt. DR JH. Manurung (kanan) serta undangan lainnya saat mengikuti acara pembukaan Sinode Agung XI GPP di Sopo Partungkoan, Tarutung (22/10).
TARUTUNG (Waspada): Gubernur Sumatera Utara diwakili Kementerian Agama Sumatera Utara H Simatupang membuka pelaksanaan Sinode Agung XI Gereja Protestan Persekutuan (GPP) di gedung sopo Partukkoan Tarutung, Jumat ( 22/10). Acara pembukaan ditandai dengan pemukulan gong. Sinode agung GPP XI 2010 dihadiri Bishop GPP Pdt. DR JH Manurung, Kakanwil Kementerian Agama Sumut, Ketua Sekolah Tinggi Agama Kristen Negeri (STAKN) Tarutung H Sihombing , sejumlah pejabat SKPD Pemkab Taput, para sinodestan, pimpinan gereja mitra, pimpinan gereja tetangga dan ketua umum PGI. Acara diisi dengan kata-kata sambutan, pemberian cenderamata kepada Gubsu, Kakanwil Kementerian Agama Sumut, Ketua PGI dan sejumlah tamu khusus. Dilanjutkan dengan kebaktian, koor dan penyampain misi-visi Gereja Protestan Persekutuan serta rapat sinode pemilihan pimpinan pusat GPP. Gubsu dalam sambutanya mengatakan, menyambut baik sinode agung XI GPP tahun 2010. Kata Gubsu, sinode GPP tersebut harus dijadikan sebagai wadah evaluasi terhadap hasil kinerja yang telah dicapai dan menjadikan perbandingan untuk menyusun program kerja untuk masa yang akan datang. Gubsu juga menyampaikan terimakasihnya atas kontribusi GPP sebagai salah satu lembaga keagamaan di Sumut atas kontribusi dan perhatian yang cukup terhadap pembangunan di Sumut. Wakil Bupati Taput Bangkit Parulian Silaban mengharapkan, keputusan sinode agung XI GPP benar-benar melahirkan keputusan yang strategis dan berorientasi langsung terhadap pembangunan kehidupan masyarakat luas. (c12)
Terkait Defisit Anggaran:
Nota Jawaban Bupati Madina Tak Masuk Akal Waspada/Alpin Lubis
KAPOLRES Mandailing Natal AKBP Hirbak Wahyu Setiawan (tengah) berfoto bersama panitia dari Ponpes Subulussalam, anggota GAN Indonesia, PIMANSU, LARAS SUMUT pada Pelatihan Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan Narkoba bagi pemuda di Pondok Pesantren Subulussalam Sayurmaincat, Kotanopan, Mandailing Natal.
“Tak Ada Haji ....
di Makkah. Jamaah Indonesia yang berangkat gelombang pertama diharapkan sudah ada di Makkah semua pada 6 November. Di Jumum, para jamaah mendapat pembagian “minuman selamat datang” berupa air zamzam dari Zamazemah United Office. Lembaga inilah yang diberi hak melayani kebutuhan air zamzam untuk para jamaah haji selama di Makkah. Setelah tiba di Makkah, jamaah langsung dikirim ke pondokan masing-masing. Jamaah yang tinggal di Ring II (radius (2.001-4.000 meter dari Masjidil Haram) mendapat layanan transportasi khusus
Pemerintah Aceh ....
ketidakpatuhan pemerintah Aceh dalam menggunakan anggaran terdapat pada realisasi pendapatan PAD yang sah, dari bagi hasil dana bergulir koperasi dan UMKM tahun 2007-2009 masih nihil (0%) dari yang ditargetkan senilai Rp1.723 miliar lebih dan realisasi pengembalian pokok pinjaman hanya sebesar Rp35 juta (0,004%) dari yang ditargetkan senilai Rp8.885 miliar lebih. Selain itu, temuan BPK RI pada penggunaan anggaran ketidakpatuhan perundangundangan terdapat pada dana kerja gubernur tahun 2009 sebesar Rp68 miliar untuk membiayai kegiatan yang bersifat bantuan sosial kemasyarakatan. Dana sebesar itu dianggarkan dalam belanja pegawai, dan belanja bantuan keuangan kepada pemerintah kabupaten/kota tahun 2009 sebesar Rp86.610 miliar, Menurut BPK ada sekitar
Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport. Jawaban Problem Catur: 1. ......, Kg4+. 2. Rh3, Bh2+. 3. GxB, Kf2+mat.
Jawaban TTS: TTS Topik
Infokom
KONF E RENS I PERS O A E E R E MA R K E T I N G K O R A N U A P S E A RAHAS I A N STAR T U K G S A M K O PERANT I N O TABLOI D E O E M E N D N R R U P GA T RA I NT ERVA L I L I O O N P RO A K T I F B I AS W A I A I K L AN P L N L AMAN
Jawaban Sudoku: 0 8 7 2 3 6 4 5 9 1
5 6 4 1 7 9 3 2 0 8
2 9 6 0 4 5 1 8 7 3
7 3 8 9 2 1 6 0 4 5
4 1 3 5 0 8 7 9 6 2
6 7 0 4 8 2 5 1 3 9
1 0 5 6 9 4 8 3 2 7
3 4 2 8 1 0 9 7 5 6
9 2 1 7 5 3 0 6 8 4
8 5 9 3 6 7 2 4 1 0
untuk melaksanakan umrah. Sedangkan mereka yang tinggal di Ring I (radius 2.000 meter dari Masjidil Haram) tak mendapatkan layanan transportasi khusus umrah. Mereka berjalan kaki dari pondokan ke Masjidil Haram. Jamaah lansia dan jamaah sakit di antar ke Masjidil Haram dengan kursi roda. Pemerintah Makkah telah menyediakan kursi roda untuk jamaah. Nenek Koyimah binti Nasrun jamaah tertua yang berusia 102 tahun asal Labuhan Batu, juga berangkat umrah dengan kursi roda. “Senangnya saya sudah ada di sini,” ujar nenek Koyimah, begitu tiba di rumah pondokan.
Nenek Koyimah perlu menunggu lima tahun untuk bisa melunasi ongkos naik haji. Ia menyisihkan penghasilannya dari bekerja sebagai dukun pijat bayi dan berjualan sayur di kampungnya, di Labuhan Batu, Sumatera Utara. Usai umrah, sekitar pukul 23:00 waktu Makkah, beberapa jamaah perempuan berbelanja ember di toko-toko sekitar Masjidil Haram. Beberapa jamaah sudah membawa ember dari Madinah. Mereka membawanya dengan plastik keresek besar, bercampur dengan barang-barang lain. Barang-barang ini terlihat memenuhi gang kursi bus yang membawa mereka dari Madinah.
Rp8,885 miliar yang belum dipertanggung jawabkan sepenuhnya. Syamsudin menambahkan, hingga saat ini pemerintah Aceh belum sepenuhnya menindaklanjuti hasil pemeriksaan BPK tahun 2004-2008. Dikatakannya dari 259 temuan pemerikasaan dengan rekomendasi sebanyak 569 senilai Rp3.373 triliun lebih, telah ditindak lanjuti sebanyak 431 rekomendasi senilai Rp3.138 triliun lebih. Sementara dalam proses penyelesaian, sebanyak 101 rekomendasi senilai Rp89.013 miliar lebih, dan yang belum ditindaklanjuti sama sekali sebanyak 36 rekomendasi senilai Rp146.582 miliar lebih. Sedangkan dari 155 kasus kerugian daerah pemerintah Aceh senilai Rp105.038 miliar lebih namun telah diterbitkan SK pembebanan dan SK tanggung jawab mutlak seba-nyak dua kasus dengan nilai Rp 59 juta lebih dan telah diangsur sebesar Rp6.171.180. Meskipun ada yang telah dicicil pertanggung jawabannya, masih ada kasus yang masih dalam proses penelitian Tuntutan Ganti Rugi (TGR) sebanyak kasus senilai Rp 429.400.000. “Dari sisa 152 kasus indikasi kerugian daerah senilai Rp104.549.910.522 miliar,” kata Syamsudin di hadapan seluruh anggota DPRA dan pemerintah Aceh.
Dapat WDP BPK RI memberikan opini wajar dengan pengecualian (WDP) atas laporan keuangan pemerintah Aceh (LKPA) tahun 2009. Terdapat empat pokok permasalahan yang ditemukan BPK, pertama pada saldo kas yang disajikan di neraca di dalamnya termasuk kas bon tahun 2007 senilai Rp429.400.000 yang belum selesai ditindaklanjuti. Kedua aset tetap yang disajikan dineraca masih memuat saldo awal, lima Satuan Kerja Pemerintah Aceh (SKPA) senilai Rp1.525.142 triliun lebih bedasarkan hasil pemeriksaan laporan keuangan tahun 2008 diragukan kewajarannya dan belum ditindaklanjuti dengan inventarisasi aset. Lanjutnya, permasalahan ketiga yaitu, salah saji nilai pengeluaran pembiayaan senilai Rp490.412.384 miliar lebih yang subtansinya adalah belanja modal sebesar Rp 362.628.848 miliar lebih dan belanja barang dan jasa senilai Rp127.783.535 miliar lebih. Keempat terdapat perbedaan pungutan dan setoran pajak senilai Rp87.722.198 miliar lebih. “Opini yang tidak meningkat ini menggambarkan, perbaikan yang dilakukan Pemerintah Aceh belum sepenuhnya mengikuti rekomendasi yang diberikan BPK RI,” terangnya. (gto/b32)
Kondisi Merapi ....
20 Oktober 2010 atau sehari sebelum gunung ini dinaikkan statusnya menjadi siaga, telah terjadi 479 kali gempa multifase, gempa vulkanik dalam dan dangkal total 39 kejadian dan terjadinya guguran 29 kali. “Ciri-ciri lainnya yakni kandungan air dan gas Merapi sudah sangat berkurang, artinya kondisinya sudah panas sekali. Suhu terakhir yang kita catat di kawasan Woro, pada 20 Oktober mencapai 587 derajat Celcius,” katanya. Ia belum bisa memastikan Merapi meletus. “Kami berharap letusan kali ini tidak terlalu eksplosif, karena bila ekplosif akan terlalu berbahaya,” katanya. Melihat kondisi di lapangan dimana masyarakar sekitar lereng Merapi yang sudah terbiasa menghadapi kemungkinan bencana seperti ini, pihaknya tidak terlalu khawatir. “Masyarakat sudah disiapkan dan di antara mereka juga sudah menjalani latihan-latihan untuk menghadapi kemungkinan-kemungkinan buruk yang terjadi,” tuturnya.
Me n u r u t n y a , n a m u n dengan kondisi seperti ini Gunung Merapi akan segera meletus atau tidak hanya Gunung Merapi sendiri yang tahu. “Kalau kapan atau waktu persis meletus hanya Gunung Merapi sendiri yang tahu,” katanya. Ia mengatakan, setelah status Gunung Merapi ditingkatkan dari waspada ke siaga maka penanganan Gunung Merapi diambil alih Pusat Vulkonologi Mitigasi Bencana Geologi (PVMBG). “Sesuai dengan SOP yang ada sejak Gunung Merapi ditingkatkan statusnya dari waspada menjadi siaga maka tugas pengawasan terhadap gunung ini sekarang menjadi tanggung jawab PVMBG,” paparnya. Ia mengatakan, gempagempa di Merapi saat ini lebih besar daripada yang terjadi pada 2006.”Saat ini aktivitas Gunung Merapi sudah meningkat lebih dari 500 persen,” ujarnya. Surono menjelaskan, pada
PANYABUNGAN (Waspada): Nota jawaban Pj. Bupati Madina atas pandangan fraksi-fraksi di DPRD Madina dinilai tidak masuk akal. Dalam nota jawaban itu, dijelaskan penyebab defisit anggaran akibat masalah gaji PNS dan kenaikan golongan PNS. Ketua SATMA PP Madina Tan Gozali, Jumat (22/10) di Panyabungan menuturkan, sebaiknya Bupati dan DPRD
Kloter 10 ....
termuda atas nama Nisa Anindita Januar,19. Pria tertua Jamarjago Bin Tongku Mulia,97 dan wanita tertua Wasikem Kastawi Abdulah Binti Kastawi,79. Calhaj kloter 10 ini dilepas oleh Ketua Bazda Sumut Drs Amansyah Nasution dan Staf Ahli Gubernur Drs Ardjoni Munir. (m36/m32/h10)
Masyarakat Dan ....
Kebudayaan dan Pariwisata Sumut Drs Sudarno yang menyiapkan dua stan selalu dikunjungi oleh masyarakat, pelajar dan wisatawan lokal dan asing. Pengunjung yang datang pada umumnya ingin mengetahui informasi tentang objek-objek wisata Sumut yang diperoleh dari brosur dan compact disk (CD) yang berisikan tentang destinasi dan objek wisata di Sumut. Selain itu pengunjung stan dapat langsung menyaksikan tv display yang berisikan rekaman seputar keindahaan objek wisata Sumut. “Ya, kami ke sini (stan Disbudpar Sumut) untuk mencari informasi tentang pariwisata Sumut. Instasi ini yang paling tahu mana saja objek pariwisata di Sumut. Setelah mendapat penjelasan lisan dari petugas stan, saya juga bisa mengetahui secara rinci dari brosur yang disiapkan mereka,’’ujar pengunjung stan, Pardamaen
Walikota ....
Ainsyah binti Ibrahim, 74, warga Blang Cut, Kec. Blang Mangat. Sementara jamaah termuda, Afrizal binti M Daud, 19, warga gampong Banda Masen, Kec Banda Sakti, Pemko Lhokseumawe. 1 Orang jamaah Calhaj gagal berangkat, yaitu Sapiah binti Tgk Ali (no seat 51). Rombongan pertama calhaj kota Lhokseumawe, sejumlah 223 orang lebih dahulu telah berangkat, Selasa (12/10) bergabung dalam kloter 2, sementara 38 jamaah Calhaj yang berangkat, Jumat kemarin, dari Lhokseumawe (termasuk Walikota/isteri), bergabung dalam kloter 13/ BTJ yang terbang menuju tanah suci, Sabtu (23/10-hari ini). (b10)
Kapolri Berjanji ....
disebut-sebut sebagai calon Kapolri. Sesaat setelah Presiden tiba, rangkaian acara pelantikan segera dimulai. Acara diawali dengan pembacaan Keputusan Presiden nomor 68/Polri/ 2010 tentang pengangkatan Komjen Pol Timur Pradopo sebagai Kapolri. Keppres tersebut juga sekaligus menyatakan pemberhentian dengan hormat Jenderal Polisi Bambang Hendarso Danuri dari jabatan Kapolri. Kemudian Timur Pradopo mengucapkan sumpah jabatan sebagai Kapolri yang baru. Dalam sumpah tersebut, Timur bersedia menjalankan tugas sebagai Kapolri sebaikbaiknya dan tidak akan menerima apapun yang bertentangan dengan kewajiban. Setelah itu, Timur Pradopo
Madina segera membuat tim auditor independen dalam menyelesaikan masalah defisit sehingga diketahui secara rinci
penyebab defisit itu. “Sebab, pantauan kita di DPRD Madina pihak eksekutif tidak melaporkan secara rinci
kepada DPRD Madina penyebab defisit anggaran APBD Madina tahun 2010 itu,” ujarnya.
2011, RSU Tarutung Jadi BLUD TARUTUNG (Waspada): Saat ini kapasitas RSU Taru-tung berada pada kelas B, dan pada 2011 dipastikan akan berganti nama menjadi Badan Layanan Umum Daerah (BLUD). Hal tersebut didasari dengan kesempatan emas atas keluarnya peraturan Menkes 2010 yang memberi kesempatan kepada rumah sakit di Indonesia menjadi BLUD sebanyak 75 persen. “Terlaksanannya program tersebut secara otomatis akan meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui pelayanan RS di masing-masing daerah melalui manajemen,” ujar Ketua Komite Administrasi
dan Manajemen RSU Tarutung Ebas Nainggolan, Jumat (22/10) di Tarutung. Untuk mewujudkan status RSU menjadi organisasi BLUD nantinya, pihak RSU Tarutung mempersiapkan diri melalui sosialisasi. Pada 4 hingga 7 November akan mengundang fasilitator dari Kementerian Kesehatan (Kemkes) RI untuk hadir di Tarutung. Selain itu pihaknya sudah sedang melakukan pendataan seperti aset, Alkes dan berbagai pembenahan yang menyangkut RS. Dengan berubahnya status menjadi BLUD nanti, secara otomatis akan mem-
bersama dua anaknya saat melihat dan mengunjungi stan Disbudpar Sumut, Kamis kemarin. Lebih lanjut Pardamaen, warga Pematang Siantar ini mengatakan, pagelaran PDT 2010 yang menyajikan aneka ragam budaya kabupaten/ kota yang berada di kawasan Danau Toba benar-benar bermanfaat bagi masyarakat dan wisatawan. ‘’Karena di kegiatan inilah, masyarakat luas tahu apa-apa saja kebudayaan dan destinasi pariwisata di Sumut. Karena mungkin selama ini mereka tidak mengetahui secara jelas dan rinci,’’ ujarnya. Antusias masyarakat, pelajar dan wisatawan untuk
mengunjungi stan Disbudpar Sumut cukup baik. Bahkan beberapa pelajar SMP , SD dari Simalungun bersama rekanrekannya secara teratur bergantian untuk mendapatkan brosur informasi pariwisata yang disediakan Disbudpar Sumut di lokasi stan. Apalagi lokasi Open Stage Parapat yang strategi mudah dijangkau pendatang dan pengunjung PDT 2010. Setelah menjalani berbagai stan yang disediakan panitia, pengunjung dapat menyaksikan berbagai aneka perlombaan festival kebudayaan yang diselenggarakan mulai pagi hingga malam hari selama even PDT 2010 berlangsung. (m08)
Pasien Mengeluh ....
justru dibeli pasien dari apotik dari luar setelah mendapatkan resep dokter dari RS setempat. Tidak heran, kejadian ini menjadi pembicaraan hangat di tengah masyarakat yang menyebut ada maling obat di RSU Tarutung. Bahkan sejumlah pasien yang enggan menyebut jati dirinya mengatakan pernah disuruh pegawai rumah sakit untuk membeli sejumlah obat. Namun pada pagi harinya obat yang dibelinya itu sudah habis. Lantas si pasien mempertanyakan kepada pegawai atau perawat rumah sakit, tak satupun yang mengaku mengetahuinya. Yang parahnya, baru-baru ini ada seorang ibu yang bersalin di rumah sakit tipe B kehilangan satu lusin sarung. “Saya sempat protes kepada sejumlah perawat, mereka tak satu pun mengaku ada yang mengambil. Tetapi karena kami membutuhkan perawatan akhirnya saya hanya bisa bersabar. Setelah kejadian itu kami di rumah sakit jadi hati-
hati menjaga barang,” ucap Simorangkir kepada wartawan di Tarutung, baru-baru ini. Sedangkan br Sihombing warga Sipoholon mengaku, ia mengetahui kehilangan obatnya saat mau meninggalkan rumah sakit setelah sembuh dan saat mengurusi barangbarangnya diketahui sisa obatnya sudah hilang, padahal harga obatnya itu cukup mahal. Ketika hal tersebut dikonfirmasi Waspada, Jumat (22/ 10-2010) kepada pihak RSU Tarutung, Ketua Komite Administrasi dan Manajemen RSU Tarutung Ebas Nainggolan membantah kejadian s e m a c a m i t u . Na m u n i a mengaku pada April 2010 ada satu orang ketahuan mencuri obat, pihak rumah sakit langsung memecat yang bersangkutan. “Kalau sekarang ini tidak ada laporan sama kami, akan tetapi tentang keluhan pasien yang menuduh ada maling obat di rumah sakit ini akan kita selidiki. Jika ada akan kita tindak tegas,” katanya. (c12)
menandatangani berita acara pengangkatan dirinya sebagai Kapolri yang baru. Timur Pradopo yang sebelumnya menjabat sebagai Kepala Badan Pemeliharaan Keamanan (Kabaharkam) Mabes Polri dicalonkan oleh pemerintah sebagai Kapolri. DPR menyambut baik usulan pemerintah dan menyetujui Timur sebagai Kapolri, menggantikan Jenderal Pol Bambang Hendarso Danuri yang memasuki usia pensiun. Meski setuju, sejumlah anggota DPR memberikan catatan, antara lain Timur harus berkomitmen menyelesaikan sejumlah kasus hukum, termasuk kasus Bank Century. Tingkatkan Kepercayaan Sementara Komisaris Jenderal Polisi Timur Pradopo seusai dilantik menjadi Kepala Polri berjanji akan mening-
katkan kepercayaan masyarakat kepada institusi yang dia pimpin. “Kita membangun kemitraan dan terus memantapkan kepercayaan masyarakat,” kata Timur. Timur menjelaskan, Polri akan fokus pada rencana strategis Polri untuk periode 2010-2014. Rencana strategis itu mencakup berbagai program, baik penindakan maupun pencegahan di bidang hukum. Dia tidak menjelaskan secara rinci ketika ditanya mengenai ada tidaknya instruksi khusus Presiden Yudhoyono tentang rencana kerja Polri. “Kita mempunyai program yang tentunya selalu berkembang dan itu berlangsung selalu dengan berjalannya d i n a m i k a m a s y a r a k a t ,” katanya.
pengaruhi perubahan struktur organisasi di RS seperti direktur utama, direktur, direktur keuangan dan personalia. “Untuk itulah kita telah mempersiapkan dan membenahi SDM seperti pimpinan, dokter spesialis, tenaga ahli, pelatihan keperawatan, pelatihan administrasi keuangan,” kata dia. (c12)
KPK Tahan ....
Rutan Kelas 1 Salemba,” kata Johan. Sementara, kuasa hukum Syamsul, Yoni Astiono mengatakan, akan mengajukan penangguhan penahanan. “KPK juga tadi sempat memeriksa kesehatan Syamsul. Kondisi kesehatannya masih cukup baik,” kata Yoni. Bantah Syamsul datang ke KPK dengan mengenakan kemeja lengan pendek warna putih abu-abu bermotif garis-garis, dan memasuki gedung KPK pukul 10.35, tanpa ditemani dan dikawal ajudan, tampak tenang dan senyum ketika disambut puluhan wartawan. Sebelum mengisi buku tamu dan masuk ke ruang pemeriksaan dilantai 8, Syamsul sempat menjawab pertanyaan wartawan tentang dugaan korupsi yang dituduhkan padanya. “Kata siapa saya maka APBD ? Saya tidak…,” kata Syamsul. Syamsul juga membantah membeli mobil Jaguar atas nama putrinya Bebby Ardiana. “Itukan punya anak saya, dicicil 36 kali,” terang Syamsul.
Menurut dia, setiap SKPD di awal tahun sudah punya rancangan dan draft anggaran belanja. SKPD juga menetapkan anggaran APBD yang harus dialokasikan setiap tahun. “Jadi SKPD seharusnya dalam menggunakan anggaran berpedoman kepada alokasi. Lantas kenapa terjadi lagi defisit,” katanya. Tan Gozali mengharapkan harus ada pihak dan instansi yang bertanggungjawab ke mana arah dana itu digunakan. Sebab dalam laporannya di DPRD, Dinas Keuangan Daerah hanya melaporkan secara garis besar. (cpin) Sebelumnya penyidik KPK menjadwalkan pemeriksaan Syamsul pada Senin (11/10). Na m u n , i a b e r h a l a n g a n karena harus menghadiri rapat dengan DPRD Sumut dan melepas kloter pertama jamaah haji Sumut dengan Menag Suryadharma Ali. Sebelum ditetapkan sebagai tersangka, sedikitnya dua kali Syamsul menjalani pemeriksaan. (j02)
Keluarga Menangis ....
suasana haru mendalam melepas mantan Bupati Langkat itu ke Jakarta. Menurut sumber, Gubsu menggunakan baju safari coklat sementara yang lainnya menggunakan baju koko putih dan biru muda. Syamsul menenteng satu tas dan tidak didampingi ajudan sebagai mana biasanya. “Mungkin ajudannya sudah menunggu duluan di Jakarta dan isteri gubernur juga sudah berada di sana sejak Kamis siang,” kata sumber lagi yang juga turut terharu kepergian tokoh semua suku itu dengan penerbangan Garuda GA-181 pukul 06:15. (m32)
Keluarga Maulub ....
tan bukanlah tempat penyiksaan tetapi untuk pembinaan,” katanya. “Kita meminta seluruh pihak agar mengusut tuntas tindak kekerasan ini. Ini adalah pelanggaran HAM, hal ini tidak dapat ditolerir lagi. Tidak ada dasar hukumnya untuk memukul adik saya itu,” ujarnya. Saat kejadian petugas yang menyiksa korban berjumlah tiga orang di antaranya bernama PHM. Sedangkan Kepala Rumah Tahanan Cabang Gunungtua Muda Husni mengungkapkan pihaknya tak segan-segan akan menindak tegas pegawainya itu. Maulub tertangkap polisi sehingga dimasukkan ke rumah tahanan karena tertangkap basah menulis judi jenis toto gelap. (csp)
Polisi Kantongi ....
kin sempit dengan adanya operasi khusus (Opsus) petugas keamanan. “Iya, kita komit tangkap kedua pelaku,” ujar Ridwan Usman. AKBP Ridwan Usman juga mengungkap, pasca perampokan BRI Unit Pantee Bidari, lintasan Medan – Banda Aceh, baik di wilayah timur maupun barat Mapolres Aceh Timur, terus dilakukan razia rutin di waktu-waktu tertentu. “Kita juga lakukan razia pada jamjam tertentu, baik siang maupun malam,” katanya. R i d w a n Us m a n m e nambahkan, hingga kini pihaknya belum meminta bantuan khusus dari Polda Aceh dan Poltabes Medan, dalam memburu pelaku perampokan BRI di ujung barat Aceh Timur, itu, namun koordinasi secara terus-menerus akan terus dilakukan guna mempersempit ruang gerak pelaku yang dikira masih di wilayah Aceh. (cmad)
perawatan luka yang dialami Maullub telah dilakukan. Ketika Maullub keluar dari dalam rumah tahanan, saat itu wajah pada bagian depan korban nampak benjol membesar dan lebam-lebam. Adanya penyiksaan juga pernah diungkapkan Maulub, Rabu (19/10) ketika bertamu setelah adanya informasi penyiksaan ini. “Saya disiksa, dihajar oleh petugas rumah tahanan ini, mereka tanpa ampun memukuli saya bang,” ujarnya. Sementara itu abang Maulub lainnya, Sutan mengatakan, perbuatan tersebut tidak dapat diterima karena murni penganiayaan. “Wajahnya bengkak, begitu menyedihkan. Padahal kita ketahui, Ru-
Usman, puluhan polisi yang telah dikerahkan ke lapangan untuk mengepung sejumlah titik di Aceh Timur dan Aceh Utara, tidak akan ditarik sebelum kedua pelaku berhasil ditangkap. Dalam pengembangan dan penyelidikan petugas, kedua pelaku yang ikut menggasak BRI Unit Pantee Bidari, dipastikan warga di luar Aceh Timur. Selain mengepung sejumlah titik di Aceh Timur, yang dianggap lokasi persembunyian pelaku, beberapa lokasi di Aceh Utara, juga ikut dikerahkan petugas keamanan, baik pasukan dari polisi, Brimob dan Resmob. Ketika disinggung dapat dipastikan dua pelaku yang kabur saat kejadian ditangkap? Kapolres Ridwan Usman menegaskan, pihaknya komit dalam menangkap pelaku yang dinilai dalam dua hari terakhir ruang geraknya sema-
Berita Utama
A2 Diduga Backing Illegal Logging, Dua Polisi Ditangkap Warga SALAK (Waspada): Dua anggota Polresta Pakpak Bharat ditangkap puluhan warga Desa Kuta Jungak, Kecamatan Siempat Rube Kabupaten Pakpak Bharat, karena diduga membacking pelaku illegal logging. Keterangan diperoleh, Jumat (22/10), G dan B ditangkap warga saat mengawal satu kendaraan yang ditengarai sedang mengangkut kayu olahan dari hutan yang berdekatan dengan desa itu. G dan B, beserta salah seorang warga berinisial HT yang disinyalir sebagai pemilik kayu, kemudian dilepas. Namun, 125 batang broti dan 15 keping papan diamankan warga. Kapolres Pakpak Bharat AKBP Suriadi Bahar justru menyatakan salut dan memberikan apresiasi positif berkat kesiapan dan keberanian warga Desa Kuta Jungak. Datangi DPRD Usai penangkapan, menjelang siang, sedikitnya 60 orang warga yang berdomisili di Desa Kuta Jungak dan Desa Siempat Rube I, Kecamatan Siempat Rube, mendatangi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Pakpak Bharat di Salak. Kedatangan warga berikut satu unit truk dan turut membawa serta barang bukti (BB) berupa ratusan keping kayu olahan dimaksud. Di depan truk sewaan itu tertulis “ Kayu ini adalah tangkapan masyarakat. Pelaku illegal logging adalah oknum Polresta Pakpak Bharat, 2 Oktober 2010 Jam 01:00,” Dalam aksi damai dan didukung Kades, warga menuntut penegakan supremasi hukum
di daerah ini benar-benar diimplementasikan dan diberlakukan seadil-adilnya untuk semua orang, tanpa ada pilih kasih. Menurut seorang pemuda, sekira dua bulan lalu, dua warga di sana ditangkap dan dijebloskan ke dalam tahanan karena menebang dan mengolah kayu di sekitar hutan di wilayah itu. Sekarang, kedua warga tengah menjalani proses hukum. “Setelah itu, kok ada oknum polisi yang mengawal pengangkutan kayu dari lokasi yang sama?. Ini tidak adil namanya,” ujarnya protes. Menurut warga, kegiatan penebangan kayu masih berlangsung di sana. Sekaitan itu, warga meminta tegas kepada badan legislasi agar bertindak dan bijaksana dalam menyikapinya. Sebagai perpanjangan suara rakyat, sambil menunggu proses, dewan menjamin akan terus mengawal kasus ini hingga tuntas. Ketua DPRD Ir Agustinus mengintruksikan segera membentuk Pansus. Sedangkan, Kapolres Pakpak Bharat AKBP Suriadi Bahar menegaskan, pihaknya akan siap melakukan tindakan. ‘’ Jika terbukti sah bersalah secara pidana, B dan G pasti diproses sesuai peraturan,’’ katanya. Namun, Kapolres berkilah, sebelum melangkah ke ranah hukum dan guna mengklarifikasi persoalan, dia harus memperoleh kepastian dari Dinas Kehutanan, Pertambangan dan Lingkungan Hidup (Hutamling) setempat tentang lokasi penebangan.Kini,GdanBsedangmenjalani pemeriksaan. (c08)
Diduga Mencuri Polisi Ditangkap MEDAN (Waspada): Seorang oknum bintara Polri yang bertugas di Samapta Polresta Medan, diringkus dalam kasus dugaan membongkar kantor Dinas Tarukim Di Jalan Pancing Medan, Jumat (22/10) sekira pk 17:00. Dari tersangka Brigadir SD ,23, anggota Samapta Polresta Medan, petugas menyita 1 kipas angin sebagai barang bukti. Tersangka Brigadir SD ditangkap di rumah kos-kosan lahan garapan areal kawasan Medan Estate. Informasi diperoleh di kepolisian, Jumat (22/10) malam, aksi pembongkaran Kantor Dinas Tarukim tersebut dilakukan tersangka Brigadir SD pekan lalu, bersama seorang temannya warga sipil. Tersangka SD membongkar kantor pemerintah tersebut setelah merusak jendela. Setelah berada di
Mengobati Rindu ... Menurut Asriyah, berangkat haji yang kedua kali ini untuk lebih memantapkan berbagai amalan yang dahulu terasa kurang sempurna. Maklum, belum terlalu fokus, karena saat itu masih terpikir anak-anak yang ditinggalkan. Saat ini, tiga orang buah hatinya Amiria, Khairul Amri dan Zulqadri sudah dewasa dan tidak lagi tinggal serumah dengan mereka. Sehingga, pelaksanaan ibadah bisa fokus dan lebih ikhlas atas segala yang terjadi di tanah suci kelak. Dia menjelaskan, kerinduan untuk kembali ketanah suci semakin membuat mereka giat berusaha. Meskipun hanya berdagang di pusat kota Panyabungan, tetapi setiap tahun tabungan yang mereka miliki selalu
Jawaban Problem Catur: 1. ......, Kg4+. 2. Rh3, Bh2+. 3. GxB, Kf2+mat.
Jawaban TTS: Infokom
KONF E RENS I O A E E MA R K E T I N G U A E A RA N STAR T U K A M K O PE TABLOI D E O E M E N R R U P I NT ERVA I O P RO A K T I F W A I I K L AN P L N
PERS R E KORAN P S HAS I A G S RANT I N O D N GA T RA L I L O N B I AS A L AMAN
Jawaban Sudoku: 0 8 7 2 3 6 4 5 9 1
5 6 4 1 7 9 3 2 0 8
2 9 6 0 4 5 1 8 7 3
7 3 8 9 2 1 6 0 4 5
4 1 3 5 0 8 7 9 6 2
6 7 0 4 8 2 5 1 3 9
1 0 5 6 9 4 8 3 2 7
3 4 2 8 1 0 9 7 5 6
9 2 1 7 5 3 0 6 8 4
bisa ditambah, sehingga cukup untuk memenuhi biaya pemberangkatan haji tahun 2010 ini. Jika dokter memvonisnya sakit diabetes, apakah tidak ada kekuatiran baginya saat berada di tanah suci kelak? “Sepertinya tidak, karena saya sudah konsultasi dengan dokter yang memberikan obat sebelum berangkat. Kemudian ada suami yang selalu mengingatkan saya untuk selalu menjaga pola makan dan kegiatan yang boleh atau tidak saya lakukan. Sejak akan berangkat ini saya merasa sehat walafiat dan lebih mudah melakukan aktivitas. Tetapi tetap menjaga pola makan dan memperbanyak pantangan yang dianjurkan oleh dokter,”imbuhnya penuh semangat. (m36)
11 Titik Api Kebakaran Hutan Menyebar Asap MEDAN (Waspada) : Kawasan Sumatera Utara termasuk Medan diliputi asap tebal, namun belum mengkhawatirkan masyarakat, karena 11 titik api kebakaran hutan yang ditimbulkan dan berpencar di beberapa provinsi seperti Riau, Jambi bahkan Sumatera Selatan. Titik api dimaksud terpan-
tau melalui satelit National Oceanography & Atmospheric (NOA) Amerikan Serikat, kata Firman, S.Com, Kepala data dan informasi pada Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah I stasiun Bandara Polonia Medan. Ketika dikonfirmasi, Jumat (22/10) malam Firman menjelaskan, asap terjadi di Riau masih
tergolong stabil, walau ada sebagian kecil berhembus ke negara tentangga Malaysia dan Singapura terbawa angin. Kenapa bertahan, kata Firman, yang kemudian di jawabnya di kawasan Riau saat ini udaranya stabil, sementar angin tidak begitu kencang menyebabkan kabut asap bertahan diatas udara atmosfir.
Lima Kelompok ...
sik di Jakarta telah selesai melakukan tes DNA. Kepada pihak keluarga diminta melengkapi administrasi sebagai syarat penerimaan jenazah dari petugas RS Bhayangkara Medan. “Besok (hari ini) jenazah delapan tersangka teroris kita serahkan kepada pihak keluarga. Forensik telah selesai melakukan pemeriksaan,” sebut Wadir Reskrim Poldasu AKBP Mashudi, didampingi Kasat I Tipidum AKBP Rudi Rifani, Jumat (22/10). Hingga kemarin petang, penyidik Reskrim Poldasu dan Laboratorium Forensik Polri Cabang Medan masih melakukan rapat persiapan penyerahan jenazah kepada pihak keluarga. Delapan jenazah yang tewas
dalam baku tembak dengan aparat gabungan di Dolok Masihul, Serdang Bedagai pada Sabtu (2/10) dan Minggu (3/10) adalah, Taufik Hidayat, Zulkarnain, Ozzi alias Arun dan Alex alias Gunawan. Kemudian, Deboy alias Dedi, Pujo alias Rahmat dan pada Rabu (6/10) adalah M Yusuf dan Darman. Sebelumnya, Kamis (7/10), Tim Pengacara Muslim Medan telah mendampingi keluarga Taufik Hidayat ke Mapoldasu guna mengambil jenazahnya. Ini dikatakan Koordinator TPM Medan, M Irsyad Lubis. “Kedatangan pihak keluarga ke Mapoldasu untuk meminta surat pengambilan jenazah Taufik Hidayat,” kata dia. (m11)
lah atau tidak bersalah. Karenanya, jangan saling hujat. Tapi marilah kita berdoa, agar tak muncul masalah lain. Berilah kepercayaan penuh pada proses hukum,” harap Eddy. Ditegaskan Eddy, meski Syamsul Arifin telah ditahan KPK, namun beliau masih tetap menjabat gubernur Sumatera Utara. Karenanya, segala urusan surat menyurat dan administrasi yang membutuhkan tanda tangan gubernur masih menjadi kewenangan Syamsul Arifin. “Tanda tangan masih tetap dilakukan Syamsul Arifin, meski dia berada di Jakarta ,”
jelas Eddy. Disebutkan Eddy lagi, Syamsul Arifin baru akan dinonaktifkan dari jabatan gubernur Sumatera Utara seandainya proses hukumnya sudah dilimpahkan ke pengadilan. Bila proses hukumnya sampai ke pengadilan sesuai aturan, pemerintah melalui Menteri Dalam Negeri (Mendagri) akan menontaktifkan sementara Syamsul Arifin dari jabatan gubernur. “Sebelum ada surat penonaktifan dari Mendagri, Pak Syamsul Arifin masih menjabat gubernur,” jelas Eddy. (rel/m06)
ditahan, Syamsul tetap sah menjabat sebagai Gubsu. Menurutnya, jabatan tersebut baru akan dilepas kalau statusnya sudah berubah menjadi terdakwa. “Kita sudah punya sistem ketatanegaraan . Jadi meskipun Gubsu ditahan namun bukan berarti jalannya pemerintan di Sumut akan mandeg dan stagnasi. Kalau dia sudah jadi terdakwa nantinya, itu menjadi kewenangan presiden untuk mengambil langkah sesuai dengan peraturan perundangundangan,” katanya. Dalam kesempatan itu
Hasbullah meminta KPK untuk bertindak seadil-adilnya dan menghormati hak-hak hukum Syamsul sebagai warga negara dan juga kepala daerah masyarakat Sumut. “ Yang tidak kalah pentingnya, dengan ditahannya Syamsul, maka ke depan KPK juga jangan tebang pilih dalam menangani korupsi,” katanya. Wagubsu, Gatot Pujo Nugoroho yang dikonfirmasi Waspada, Jumat (22/10) malam, mengaku dirinya tidak mau komen untuk memgang kendali Pemprovsu. Sebab dia sedang melihat ibunya yang dirawat di ICU Yogyakarta. (h11)
sul oleh KPK kata Johan Budi, untuk kepentingan penyidik. “KPK melakukan upaya penahan selama 20 hari terhitung sejak 22 Oktober 2010. Saat ini tersangka ditahan di Rutan Kelas 1 Salemba,” kata Johan. Sementara, kuasa hukum Syamsul,Yoni Astiono mengatakan, akan mengajukan penangguhan penahanan. “KPK juga tadi sempat memeriksa kesehatan Syamsul. Kondisi kesehatannya masih cukup baik,” kata Yoni. Bantah Syamsul datang ke KPK dengan mengenakan kemeja lengan pendek warna putih abuabu bermotif garis-garis, dan memasuki gedung KPK pukul 10.35, tanpa ditemani dan dikawal ajudan, tampak tenang dan senyum ketika disambut puluhan wartawan.
Sebelum mengisi buku tamu dan masuk ke ruang pemeriksaan dilantai 8, Syamsul sempat menjawab pertanyaan wartawan tentang dugaan korupsi yang dituduhkan padanya. “Kata siapa saya makan APBD? Saya tidak…,” kata Syamsul. Syamsul juga membantah membeli mobil Jaguar atas nama putrinya Bebby Ardiana. “Itukan punya anak saya, dicicil 36 kali,” terang Syamsul. Sebelumnya penyidik KPK menjadwalkan pemeriksaan Syamsul pada Senin (11/10). Namun, ia berhalangan karena harus menghadiri rapat dengan DPRD Sumut dan melepas klo-ter pertama jamaah haji Sumut dengan Menag Suryadharma Ali. Sebelum ditetapkan sebagai tersangka, sedikitnya dua kali Syamsul menjalani pemeriksaan. (j02)
Kapolda kemudian mengimbau masyarakat yang merasa suami, adik, kakak atau kerabatnya terlibat dalam pasukan bersenjata itu sebaiknya menyerahkan diri. “Kita saat ini tidak mengetahui pergerakan pelaku. Tetapi kita tetap mengimbau agar mereka menyerahkan diri baik-baik dan akan diperlakukan secara baik pula. Misalnya ditemani tokoh masyarakat atau tokoh agama,” sebutnya. 8 jenazah diserahkan Sementara, Sabtu (23/10) hari ini, Poldasu akan menyerahkan delapan jenazah tersangka teroris kepada pihak keluarga, karena petugas foren-
Hormati Proses ... azas praduga tidak bersalah. “Begitu juga PNS di Pemprovsu, juga diharap bekerja seperti biasa sesuai bidang tugasnya masing-masing,” ujar Eddy Syofian. Hal itu ditegaskan Eddy Syofian sehubungan proses hukum yang sedang dijalani Gubsu H Syamsul Arifin di KPK mengenai permasalahan APBD Langkat ketika Syamsul menjabat bupati setempat “Jangan buat justifikasi karena pengadilanlah yang berhak menentukan seorang itu bersa-
Warga Terkejut ... sosok Gubsu yang dikaguminya itu. Namun, dia mendukung langkah KPK untuk meneruskan proses hukumnya. “Kalau memang bersalah ya harus dibuktikan dulu di pengadilan nanti. Jadikan semua jelas dan masyarakat Sumut tidak bertanya-tanya lagi,” kata mahasiswa Universitas Sumatera Utara (USU) itu. Masih Sah Sebagai Gubsu Sementara itu. Ketua Komisi A DPRD Sumut, Hasbullah Hadi mengatakan meskipun
KPK TAHAN ... Berdasarkan perhitungan sementara, kerugian negara sekitar Rp99 miliar. Penahanan terhadap Syam-
Keluarga Menangis ... Menurut sumber, Gubsu menggunakan baju safari coklat sementara yang lainnya menggunakan baju koko putih dan biru muda. Syamsul menenteng satu tas dan tidak didampingi ajudan sebagai mana biasanya. “Mungkin ajudannya sudah menunggu duluan di Jakarta dan isteri gubernur juga sudah berada di sana sejak Kamis siang,” kata sumber lagi yang juga turut terharu keberangkatan tokoh semua suku itu dengan penerbangan Garuda GA-181 pukul 06:15. (m32)
Kesawan, Suasana ...
Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport.
TTS Topik
dalam, oknum Polri tersebut menyikat 10 tabung racun api dan 3 kipas angin. Setelah petugas melakukan penyelidikan, akhirnya oknum bintara tersebut berhasil ditangkap, berikut barang bukti 1 kipas angin sedangkan barangbarang hasil curian lainnya masih dilacak keberadaannya. Kapolsekta Percut Seituan AKP M Simanjuntak membenarkan tertangkapnya oknum bintara Polri tersebut. “Brigadir SD ditangkap di lokasi rumah kos-kosan di areal lahan garapan. Oknum tersebut sudah 3 bulan disersi dari kesatuannya di Samapta Polresta Medan,” jelas AKP M Simanjuntak. Menurut AKP M Simanjuntak, seorang lagi warga sipil teman tersangka SD hingga kini masih diburon namun identitasnya sudah diketahui. (cat)
8 5 9 3 6 7 2 4 1 0
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
Letak Kesawan yang masih dalam area strategis inti Kota Medan tidak dapat ditinggalkan begitu saja, selalu ada kesan sebagai tempat yang menghadirkan kemewahan bagi sebagian orang lokal. Turis mancanegara dari Jerman, negeri Belanda, Singapura dan Malaysia yang pada saat lampau lebih dikenal dengan Malaka masih berdatangan. Mereka hampir dipastikan takkan lupa “menyapa” Kesawan jika melancong ke Medan. Di antaranya melihat kemewahan bangunan rumah Tjong A Fie dari luar bahkan sampai ke dalam yang menampilkan tiang beton serta lampion dan perabotan rumah tangga yang sebagian besar masih orisinal serta terawat baik. Mereka pun tak lupa bersantap dan minum di Restauran Tip Top yang masih menghadirkan suasana 1934, saat mulai berdiri, dan terlihat foto sebarisan tentara Hindia Belanda berbaris di masa lalu melewati kawasan itu. Dua tempat berbeda dengan daya tarik kuat di dalam satu kawasan di Kesawan, sepertinya tetap setia mengawal nuansa masa lalu kota ini ketika disentuh modernisasi, tepatnya pada 1919 ketika menjadi pusat bisnis Hindia Belanda di Deli. Yuni salah seorang staf yang bertugas melayani pengunjung rumah Tjong A Fie mengatakan, Jumat (22/10), tingkat kunjungan turis mancanegera seperti dari Jerman dan negeri Belanda masih mendominasi kunjungan ke rumah itu di samping wisatawan lokal. Sementara itu arus kunjungan tamu ke rumah tersebut yang berasal dari Malaysia dan Singapura juga banyak dan selalu meningkat setiap bulan terutama saat akhir pekan. “Oktober saja jumlah kunjungan tamu meningkat sampai 500 orang,’ katanya. Tak hanya sekedar melihat saja, sebagian besar pengunjung baik lokal maupun asing hingga dari Eropa tidak melewatkan kesempatan berfoto diantara interior bangunan yang sebagian besar masih tetap orisinil dari masa lampau, tuturnya. Kesawan yang sebagian berada di Jalan Ahmad Yani dapat dikatakan merupakan jalan tertua di kota Medan bahkan menjadi pintu gerbang untuk memasuki landmark sejarah Sumatra Utara di masa lampau. Terlihat beberapa gedung tua bekas kantor perkebunan masih beroperasi. Kafe Tip Top yang sejak zaman Belanda menduduki Medan sudah berdagang dan menjadi salah satu tempat berkumpulnya pebisnis di masa lampau tersebut. Tempat tersebut hingga saat ini masih ramai dikunjungi, baik warga lokal maupun turis asing yang ingin menikmati suasana pagi hingga malam. Dalam perbincangan dengan beberapa pengunjung yang sedang menikmati hidangan di Restoran Tip Top mengatakan walau berada di tengah area padat lalu lintas, tetapi suasana
di dalam ruangannya tetap menghadirkan kenyamanan. Menikmati Kesawan dari restoran Tip Top saat ini, sangat terasa suasana berkelas masa lalu kota Medan ketika daerah itu masih didominasi tuan Meneer dan para Nyonya Belanda serta para toke Tionghoa, kata Gunawan salah seorang pengunjung di restoran itu. Menurut literatur, di masa lampau kampung Kesawan sempat dihuni etnis Melayu. Lalu pada 1880, etnis Tionghoa dari Malaka dan Tiongkok datang menetap di sekitar daerah tersebut sejak itu terbangun kawasan Pecinan yang ramai. Sejarahwan Universitas Negeri Medan (Unimed) Dr Phil Ichwan Azhari mengatakan Kesawan berada di sebuah kawasan yang memanjang dari Jalan Nienhuysweg kini dirubah jadi Jalan Jend Ahmad Yani hingga ke Jalan Istana kini Jalan Balai Kota. Kehadiran bisnis perkebunan Eropa di Kesawana juga ditandai dengan gedung Jakarta Lloyd yang dulu merupakan kantor perusahaan pelayaran The Netherlands Shipping Company, sempat menjadi kantor Rotterdam‘s Lloyd. Gedung PT London Sumatera Tbk sebelumnya kantor Harrison & Crossfield, Café Tip Top dan tentu tak ketinggalan kediaman Tjong A Fie. sementara itu tak jauh dari kawasan ini ditemui mesjid tua bernama Mesjid Lama Gang Bengkok. Sebuah perusahaan Belanda yang menjual mesin-mesin industri perkebunan perwakilan Stork telah berganti ruko. Kesawan merupakan ikon Medan dimasa lampau ketika daerah tersebut masih bernama Deli yang diperintah oleh kesultanan. Kawasan binsis tersebut pada masanya juga telah dilengkapi dengan fasilitas perniagaan yang saat ini disebut Pasar Ikan Lama yang sekitar tahun 1950-an menjadi pusat penjualan grosir ikan asin sebelum di bawa ke Belawan, dan digantikan pedagang tekstil pada tahun 1970. Sumber literatur dari Dirk A Buiskool, peneliti asing dalam makalahnya berjudul “Kota Perkebunan di Sumatera Timur 1870 – 19423 disampaikan dalam The 1st Internatinal Urban Confrence di Surabaya 2004,, menyatakan Medan dibangun bersamaan berdirinya Kampung Melayu Medan Putri dan Kampung Kesawan. Kawasan ini dipilih karena daerah Labuhan dan perkebunan tembakau di daerah tersebut merupakan lahan rawa serta iklim yang mendukung penyakit malaria. Pengelola perkebunan kemudian membuka kawasan baru untuk kantornya lebih ke dalam yakni Kesawan. Tembakau Deli yang berjaya sampai Eropa tidak terlepas dengan Kesawan sebagai bentuk nyata kemajuan ekonomi Medan di masa lampau ketika Deli Company didirikan oleh Sultan bekerja dengan GC Clemen, PW Jannssen dan J Nienhuys yang tergabung dalam the Netherlands Trading Company pada 1869. * Sahrizal
Kawasan Riau tertutup asap hingga ke kawasan Selat Malaka, sementara kawasan Sumatera Utara yang terpengaruh imbas asap hanya kawasan Tapanuli Selatan dan Labuhan Batu yang berdekatan dengan kawasan itu. Di Sumatera Utara dan Medan pada umumnya hanya terjadi udara kabut akibat awan semakin rendah. Biasanya kalau banyak asap tanda-tandanya
sinar matahari menjadi merah, ini tidak terjadi, Jumat. Jadi, gejala tersebut saat ini tidak berdampak pada kehidupan masyarakat terutama di Medan, sementara jarak tembus pandang di Bandara Polonia Medan antara 3000 meter hingga 5000 meter pada Jumat sore tidak mengganggu pergerakan penerbangan, kata Kepala Datin BMKG Wilayah I.
Dia menjelaskan, muncul asap di Riau diakibatkan kawasan itu sering sekali terjadi arah belokan angin dari selatan ke tenggara, menjadi angin barat daya. Saat ini fenomena alam Riau sedang terjadi musim kemarau, sementara musim penghujan biasanya terjadi pada bulan Nopember dan Desember setiap tahun. (m32)
Komnas Ke T. Balai ...
lindungan saksi, yakni selama 7 x 24 jam. “ Kita tidak menahan, tapi mengamankan saksi demi keselamatan jiwanya,” kata Kapolres di dampingi Kabag Humas Polres Tanjungbalai Ipda P Sihombing. Kata Kapolres, istri dan anak Ahmad Ghazali diamankan di ruangan yang layak, bukan di kamar tahanan. “ Polres hanya bisa menyediakan tempat seperti itu, dan pastinya kita berniat baik, tapi jika dianggap melanggar HAM, ya itu terserah TPM yang menilai,” ucap Kapolres. Ditanya tentang keterlibatan Polres Tanjungbalai dalam dugaan pelanggaran HAM, Kapolres membantahnya. Kata nita termuda atas nama Nisa Anindita Januar,19. Pria tertua Jamarjago Bin Tongku Mulia,97 dan wanita tertua Wasikem Kastawi Abdulah Binti Kastawi, 79. Calhaj kloter 10 ini dilepas oleh Ketua Bazda Sumut Drs Amansyah Nasution dan Staf Ahli Gubernur Drs Ardjoni Munir. (m36/m32/h10)
Kapolres, yang dilakukan Kepolisian sesuai dengan Undangundang. “ Lillahi Taala kita berbuat untuk yang baik,” kata Kapolres. Ditambahkan Kapolres, dia menyambut baik kedatangan Komnas HAM, sehingga masalah itu tuntas, dan tidak menimbulkan fitnah. “ Masyarakat pun jadi tahu, benar atau tidak pelanggaran HAM itu,” pungkas Kapolres. Seperti diketahui, Densus 88 Anti Teror Mabes Polri menggerebek rumah tersangka Ahmad Ghazali di Jalan Sehat, Gang Pesat, Link VII, Kel Bungatanjung, KecDatukbandarTimur,Kota Tanjungbalai, Minggu ( 19/9) malam.Dalampenggrebekanitu, Densus menembak mati dua tersangka teroris, Muhammad Dani Ibrahim dan Y alias W alias Deni. Sementara Ahmad Ghazali ditangkap dan dibawa ke Mabes Polri, sedangkan istrinya Kartini Panggabean dan anaknya berusia 1 bulan, diamankan di Mapolres Tanjungbalai bersama 2 wanita lainnya, Sulastri, dan Elvi. (a37/crs)
ki visa haji memasuki Makkah. Dalam pekan ini, Gubernur Mekkah Pangeran Khaled AlFaisal berencana meluncurkan kampanye “Tak ada haji tanpa izin”. Hal ini berarti, pemerintah Makkah akan membatasi kendaraan kecil masuk ke Makkah. Langkah ini, kata Ketua Komisi Pelaksana Haji Provinsi Makkah, Abdullah Al-Khodairy, seperti dikutip Arabnews.com, Rabu (20/10) tengah malam, “Akan memberikan kontribusi keberhasilan haji tahun ini.” Jamaah Indonesia yang datang awal di Makkah, Rabu malam, telah menyelesaikan ibadah umrah mereka. Kamis (21/ 10), sebanyak 5.195 jamaah Indonesia dari Madinah juga bergerak di Makkah. Jamaah Indonesia yang berangkat gelombang pertama tiba di Makkah pada 6 November. Setelah tiba di Makkah, jamaah langsung dikirim ke pondokan masing-masing. Jamaah
yang tinggal di Ring II (radius (2.001-4.000 meter dari Masjidil Haram) mendapat layanan transportasi khusus untuk melaksanakan umrah. Sedangkan mereka yang tinggal di Ring I (radius 2.000 dari Masjidil Haram) tak mendapatkan layanan transportasi khusus umrah. Mereka berjalan kaki dari pondokan ke Masjidil Haram. Jamaah lansia dan jamaah sakit di antar ke Masjidil Haram dengan kursi roda. Pemerintah Makkah telah menyediakan kursi roda untuk jamaah. Nenek Koyimah binti Nasrun jamaah tertua berusia 102 tahun asal Labuhanbatu, Sumatera Utara, berangkat umrah dengan kursi roda. Nenek Koyimah perlu menunggu lima tahun untuk bisa melunasi ongkos naik haji. Ia menyisihkan penghasilannya dari bekerja sebagai dukun pijat bayi dan berjualan sayur di kampungnya di Labuanbatu, Sumatera Utara. (m16/m06/ant)
berjalan. Saya berharap masyarakat bersabar,” ujarnya. Presiden Lantik Timur Pradopo Jadi Kapolri Sebelumnya Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, Jumat (22/10), melantik Komisaris Jenderal Timur Pradopo menjadi Kapolri. Timur dilantik menggantikan Jenderal Bambang Hendarso Danuri yang memasuki masa pensiun. Presiden melantik Timur di Istana Negara. Dipandu Yudhoyono, Timur mengucapkan sumpah jabatan, yang menggariskan ia haram menerima gratifikasi
dan harus setia pada negara. “Saya tidak akan menerima suatu hadiah atau pemberian berupa apa saja dari siapapun juga, yang saya tahu atau patut atau dapat mengira memiliki hubungan dengan jabatan saya,” ujar Timur di Istana Negara, Jumat (22/10). Setelah pelantikan ini, Timur masih harus menunggu serah terima jabatan dengan Kapolri sebelumnya,JenderalBambangHendarso Danuri. Saat serah terima itulahTimurmenambahsatubintang di pundaknya dan menjadi Jenderal pula. (VIVAnews/TI)
Muslim (TPM) selaku kuasa hukum Ahmad Ghazali tentang dugaan pelanggaran HAM saat penggrebekan rumah tersangka oleh Densus 88 Anti Teror. Kapolres menyebutkan, dugaan pelanggaran HAM yang dituduhkan oleh TPM menyangkut penembakan yang mengakibatkan dua tersangka tewas di tempat. “ Mereka tadi meninjau lokasi kejadian, dan meminta keterangan warga sekitar,” kata Kapolres. Menyangkut pengamanan istri dan anak Ahmad Ghazali, Kapolres menyatakan, prosedurnya sesuai amanah UU Per-
Kloter 10 ... meninggal dunia di Madinah Rabu lalu pukul 17.30 WAS, almarhum penduduk Huta III Perlanaan Bandar Simalungun yang keempat Siti Amar Rambe,”kata Sazli kemarin sembari menyebutkan dalam kloter 10 ini pria termuda antas nama Rahmat Bakti,20. Calhaj wa-
Makkah Padat ... Bir Ali, banyak jamaah kelelahan. ’’ Namun, hal itu tidak menyurutkan niat untuk segera menuju Masjidil Haram menjalankan ibadah, ‘’ tulis Dony dalam pesan singkatnya. Dony menambahkan, penginapan jamaah Kloter II Embarkasi Medan,berada di Ring-1 berjarak 3 kilometer dari Masjidil Haram, tepatnya di Misfalah. Diperketat Pihak keamanan di Kota Makkah, kini memperketat sejumlah bus yang masuk kota tersebut, termasuk bus-bus jamaah haji Indonesia menjalani pemeriksaan administrasi. Hingga Jumat, bus yang mengangkut 2.277 jamaah kloter dari Madinah harus menjalani pemeriksaan di pos Jumum, 25 km sebelah utara Makkah. Pemerintah Arab Saudi, seperti beberapa tahun silam, tak menginginkanjamaahyangtakmemili-
Tuntaskan Rekening ... Timur meminta masyarakat tak berlebihan menyikapi kebijakan tembak langsung dalam Prosedur Tetap (Protap) No. 1 tentang penanganan tindak anarki. “Tak perlu takut, sekali lagi itu aksi yang dibolehkan UU, sehingga pengendalian itu jangan hanya polisi saja, tapi pihak yang bertanggung jawab,” ujarnya. Lantas, bagaimana komentarnya soal kasus mantan Kabareskrim Susno Duadji? “Kita ikuti saja, sekarang kasusnya masih
Slamet 11 Tahun ... lepas, sewaktu Slamet berusia delapan tahun badannya mengalami demam tinggi dan dibawa berobat. “Namun kondisinya tidak juga membaik hingga saat ini harus dipasung,” kenang Poniran. Dikatakannya, Slamet sudah sering dibawa berobat baik secara tradisional maupun medis hingga menghabiskan dana yang sudah tidak terhitung lagi. “Saat ini saya dan keluarga hanya bisa menunggu dan berdoa serta berharap keajaiban datang untuk kesembuhannya,” katanya. Disebutkannya, dia bersama istrinya bergantian merawat Slamet di rumah yang ditempatinya dengan ukuran 1,5 x 7 meter yang merupakan rumah orangtua Poniran. “Untuk mandi, makan, maupun ke toilet, saya dan istri bergantian mengurusnya,” tuturnya. Sebelumnya Slamet pernah dibawa berobat ke RSU H Adam Malik dan RSU Dr Pirngadi di Medan, namun mereka tidak bisa menyebutkan secara rinci penyakit yang diderita Slamet. “Bila
Rooney Arogan ... dia menyadari tipe permainannya sangat diharapkan The Red Devils. Keinginannya yang tak diduga-duga untuk meninggalkan Old Trafford, bahkan sangat mengejutkan karena alasannya amat mencengangkan. Rooney menuding Setan Merah seperti tidak punya prospek, padahal MU klub paling berprestasi di Inggris selama 20 tahun terakhir. Sir Alex Ferguson selaku arsitek United, banyak cerita tentang Rooney kepada wartawan pada saat melakukan tur ke AS sebelum musim 2010/2011 ini bergulir. Dia mengaitkan Rooney dengan klub seperti United, yang terus berkembang. Ferguson yakin, ada sejumlah pemain muda berbakat yang mau bergabung di Old Trafford. Menurutnya, tidak ada hambatan baginya dari para pemilik MU bila turun ke pasar transfer, meski kenyataannya United dililit oleh hutang. Namun Ferguson tentu berpikir, membeli pemain yang benar dengan bayaran yang sesuai merupakan strategi yang lebih bijaksana. “Seorang pemain mengatakan pada saya (tahun 2004 lalu) bahwaWayne Rooney dan Cristiano Ronaldo tidak cukup baik dan dia tidak siap untuk bertahan. Itulah problem peliknya,” papar Ferguson. “Masyarakat tidak mengetahui potensi itu, kami amat mengenal situasinya. Saya tahu bagaimana untuk mengembangkan potensi, saya
ikatannya dilepas, maka dia akan menggigit seluruh tubuhnya hingga luka-luka,” cetusnya. Menurut dia, saat ini Slamet dipasung dengan mengikat tangan, kaki dan kepalanya. Diungkapkannya, biaya pengobatan Slamet selama ini didapat dari hasil kerjanya sebagai buruh lepas dan istrinya yang berprofesi sebagai tukangcucidarirumahkerumahdiTanjungmorawa. “Saat tidak punya uang untuk membawa Slamet berobat maka saya maupun istri meminjam kepada tetangga dan saudara. Kadang ada juga saudara atau tetangga yang memberikan uang secara sukarela untuk pengobatan Slamet,” ungkapnya. Dia mengaku, hingga kini belum pernah memperoleh bantuan dari pemerintah baik dari kecamatan maupun Pemkab untuk biaya pengobatan anaknya. “Hingga kini bantuan yang saya peroleh hanya BLT dan Raskin. Saya berharap ada dermawan membantu biaya pengobatan Slamet agar dia bisa kembali sehat dan bermain seperti anak lainnya,” harap Poniran. (csn) percaya dengan itu,” katanya lagi. Informasi enam tahun silam itu ternyata benar. Rooney yang mengalami awal mengecewakan musim ini, segera menyusul kepergian Ronaldo yang kini membela Real Madrid. Rooney sendiri harus berhadapan dengan banyak masalah, terutama mengenai kehidupan pribadinya yang sempat terlibat skandal seks dengan seorang pekerja seks komersial. Anehnya, sikap dan pernyataan bomber berusia 24 tahun itu tidak mencerminkan adanya tekanan yang dihadapinya. Rooney dengan arogan malah sampai hati mengatakan: “Saya lebih besar dari klub.” Maka, fans Setan Merah yang marah, mengepung kediaman superstar Inggris tersebut sepanjang Kamis malam GMT atau Jumat (22/10) dinihari WIB. Sekitar 30 suporter mengepung rumah mewah Rooney seharga 4,5 juta pound di Prestbury, yang dekat dengan Manchester. Mereka tiba di rumah Rooney - yang ditinggalinya bersama isterinya Coleen dan putranya Kai - dengan iring-iringan mobil dan berulang kali berbicara di interkom. Menurut koran Inggris, Sun, fans dimaksud memperingatkan Rooney agar jangan arogan dan jangan pula menandatangani kontrak dengan Manchester City. “Polisi datang ke tempat kejadian dan kelompok itu kemudian membubarkan diri dengan damai, tanpa melakukan suatu pelanggaran apa pun,” lapor Sun. (bbc/cnn/m07)
Medan Metropolitan
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
A3
Polonia Diselimuti Abu MEDAN (Waspada): Wilayah Medan Polonia khususnya di sekitar proyek pembangunan Central Business District (CBD) Polonia diselimuti debu. Warga di sana yang tidak jauh dari pembangunan sudah mulai resah, karena tingkat pencemaran debu semakin parah. Sementara Pemko sejauh ini belum mengambil tindakan apa pun.
pada waktu siang hari bila angin kencang, maka debu beterbangan. Selain itu, ditambah dengan debu-debu batu bata yang ditempatkan di lokasi. “Kalau musim hujan enggak ada masalah, namun bila waktu kemarau debu beterbangan ke pemukiman penduduk. Jadi, kalau saat ini untuk makan di teras rumah tidak bisa lagi karena debu beterbangan. Kalau dulu, daerah ini aman dari debu, jadi bila ingin makan atau minum di teras rumah tidak ada masalah,” kata Budianto. Demikian juga dikatakan salah seorang pedagang makanan di sekitar lokasi pembangunan CBD tersebut mengatakan, saat ini, katanya, penjualannya sedikit menurun karena para pembeli enggan menikmatimakananditempattersebut. “Gara-gara banyaknya debu di sini, pembeli pun berkurang. Kalau dulu sebelum ada pembangunan ini banyak pembeli makan disini pada waktu siang atau sore hari sambil santai sebelum pulang kerumah. Tapi
kalau sekarang sudah enggan mereka makan disini setelah melihat debu banyak kali,” ucap pedagang itu. Secara terpisah, Humas AP II Bandara Polonia Medan H Firdaus mengatakan, proyek untuk sementara kegiatan pembangunan tersebut belum menggangu pergerakan penerbangan di bandara itu. Secara terpisah Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kota Medan Purnama Dewi melalui Kabid Penindakan Gozali Lubis ketika dikonfirmasi belum ada turun ke lokasi pembangunan tersebut. Namun, katanya, Senin (25/10), pihaknya turun ke lapangan bersama tim laboratorium untuk melihat pencemaran debu tersebut. “Senin (25/10) kami akan turun ke lapangan melihat pencemaran debu bangunan CBD Polonia. Kalau nantinya hasil laboratorium mengatakan bahwa debu disana masuk tahap mengkhawatirkan, maka kita minta pembangunan distop,” kata Gozali. (h10/m32)
Pantauan Waspada, Jumat (22/10), lokasi sekitar pembangunan CBD telah diselimuti debu.Warga Sari Rejo yang tidak jauh dari tempat itu sudah mulai gerah melihat pencemaran debu yang sudah mulai parah. Sementara itu, pihak dari develover belum memikirkan keresahan warga. Saat Waspada mencoba minum di salah satu warung yang tidak jauh dari tempat itu, dalam waktu sekejap terlihat abu sudah banyak di dalam gelas minuman tersebut. Begitu juga saat angin berembus, maka debu tampak beterbangan. Menurut Budianto, warga yang tidak jauh dari lokasi pem-
bangunan CBD, mengatakan, kondisi pencemaran debu semakin hari semakin memprihatinkan. Bila siang hari bila angin berembus, kita harus menutup mulut karena debu beterbangan. Namun, kondisi ini tampaknya tidak dipedulikan oleh Pemko Medan bersama pihak develover. “Wilayah ini sekarang telah diselimuti debu akibat pembangunan CBD itu. Kami sebagai warga sudah mulai resah karena takut dengan setiap hari menghirup debu akan menimbulkan penyakit,” katanya. Dijelaskan Budianto, munculnya debu tersebut karena lokasi itu ditimbun sehingga
Enam Rumah Terbakar
Dua Kelompok Pendemo Tuntut Pemberantasan Korupsi
MEDAN (Waspada): Enam rumah semi permanen dan empat di antaranya menjadi tempat usaha di Jalan Ngumban Surbakti, Kelurahan Sempakata, Kecamatan Medan Selayang, Jumat (22/10) sore, terbakar. Saksi mata mengatakan, api pertama kali terlihat dari salah satu rumah yang begitu cepat merambat dan melalap rumah lainnya yang membuka usaha kedai sampah, pakter tuak, rumah makan, jual BBM eceran. Warga berusaha memadamkan api, namun tidak berhasil. Api baru dapat dipadamkan setelah mobil pemadam kebakaran dari Pemko turun memberikan bantuan. Petugas Polsekta Delitua bersama Tim Olah TKP Polresta Medan yang turun ke lokasi melakukan penyelidikan. Sedangkan api diduga berasal dari jual bahan bakar minyak eceran. Dalam kasus ini, polisi melakukan pemeriksaan dua orang saksi. Lokasi itu masih dalam pengamanan dan dipasang police line. (m31)
Satpam Tewas DiTambak Udang BELAWAN (Waspada): Seorang petugas satuan pengamanan (Satpam) Purnomo, 43, wargaDusun5DesaPayaBakung, Kec. Hamparan Perak, tewas di kawasan pertambakan udang Lingkungan I, Kel. Sei Mati, Kec. Medan Labuhan, Jumat (22/10) sore sekitar pukul 17.00. Dari keterangan yang dihimpun menyebutkan, sebelum kejadian korban bersama dua temannya sedang membersihkan tambak. Kemudian terlihat korban berguling-guling di dalam air, hingga tidak sadarkan diri. Selanjutnya korban dibawa ke rumah sakit terdekat dan setelah dilakukan pemeriksaan mayat korban dibawa keluarganya ke rumah duka. “Dia kerja sebagai satpam di gudang truk S4 Paya Bakung, LingkunganV Martubung,” ujar Chaidir, 38, teman korban. Diduga korban meninggal akibat sakit yang sudah lama dideritanya. Sedangkan polisi belum memberikan keterangan karena masih melakukan penyelidikan. (cre)
Walikota Sekolah MEDAN (Waspada): Walikota Medan Rahudman Harahap sejak Senin (18/10) tampak tidak ada masuk kantor, membuat suasana di Balai Kota terlihat sepi. Suasana di sana tidak seperti biasanya yang selalu dipadati tamu maupun sejumlah Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD). Menurut petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Sat Pol PP) yang selalu bertugas di depan tangga ruanganWalikota Medan, Jumat (22/10) mengatakan, sejak walikotatidakmasukkantor,tamu yang datang juga sepi. Bahkan para SKPD juga tidak ada terlihat datangkekantortersebut.Sekolah yangdiikutiwalikotaberupapembekalandariMendagriselamatiga minggudantidakbisadiwakilkan. Namun, sumber terpercaya di Balai Kota mengatakan, walikota berada di Jakarta bukan hanya mengikuti pembekalan, namun melakukan pendekatan dengan pengurus DPP Partai Demokrat untuk memegang kendali partai SBY itu di Sumut, Sementara itu, Kabag Humas Pemko Medan Hanas Hasibuan mengatakan, Walikota di Jakarta untuk mengikuti pembekalan dari Mendagri selama tiga minggu. Namun, kemungkinan pada Sabtu dan Minggu pulang ke Medan. Soal urusan walikota yang lain, Hanas mengaku tidak tahu. (h10)
MEDAN (Waspada): Dua kelompok massa menggelar aksi demo di kantor Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara Jalan AH Nasution Medan, Kamis (21/10), menuntut pemberantasan korupsi di Sumut. Kedua kelompok aksi itu berasal dari Lembaga Kajian Studi Mahasiswa Untuk Perubahan (LKSMUP) dan Forum Mahasiswa Bersama Anti Korupsi dan Penindasan Sumatera Utara (FMBAKP-SU). Dalam orasinya, LKSMUP meminta kejaksaan segera memeriksa Kadis Tarukim Sumut terkait proyek pembangunan prasarana dan sarana agropolitan Sumut yang dikelola oleh Satker P2S Agropolitan Dinas Tata Ruang dan Permukiman Sumut tahun anggaran 2007 dan 2008.
Kemudian proyek peningkatan Jalan Poros Desa sepanjang 2500 meter di Kecamatan Siborong-borong dengan nilai kontrak Rp775.816.000 yang dikerjakan oleh CV Galang Putra, Rp231.233.000 yang dikerjakan oleh CV Harungguan dan CV Milineum 01 senilai kontrak Rp234.027.000. “Ada banyak temuan hasil audit BPK yang menyimpang. Namun, hingga saat ini belum di tindak lanjuti termasuk adanya indikasi pengadaan buku fiktif di lingkungan perpustakaan daerah senilai Rp1,2 miliar,” ujar ketua LKSMUP M Fandi. Untuk itu, katanya, Kejatisu harus pro aktif memeriksa para jaksa yang menangani kasus dugaan korupsi di Tarukim Sumut.
Sementara itu, FMBAKP-SU dalam tuntutannya menyebutkan, adanya dugaan korupsi pada bendahara umum daerah Tapsel yang mengakibatkan kerugian sebesar Rp7,99 miliar. Kemudian, adanya indikasi penyimpangan dana Blog Grant Bantuan Operasional Manajemen Mutu (BOMM) di Dinas Pendidikan Kota Medan senilai Rp2,2 miliar. “Kami minta agar dugaan penyimpangan tersebut diusut tuntas oleh Kejatisu, Poldasu dan penegak hukum lainnya,” paparnya. Sementara itu, Kasipenkum/humas Kejatisu mengatakan, pihaknya akan menindaklanjuti dan mempelajari tuntutan mereka. “Kami akan memonitoring permasalahan tersebut,” paparnya.(h05)
Menjaga Kebersihan Rongga Mulut Penting MENJAGA kebersihan rongga mulut sangat penting. Pasalnya, jika kesadaran masyarakat untuk menjaga kebersihan rongga mulut minim, maka dapat berdampak pada kesehatan, yakni dapat menyebabkan kanker rongga mulut. “Sebagian besar kanker mulut disebabkan oleh alkohol, rokok, sirih, gigi yang keropos. Untuk itu menjaga kebersihan rongga mulut sangat penting, karena sekarang trendnya meningkat di Medan,” kata spesialis bedah onkologi DR. Dr. Humala Hutagalung, SpB (K)Onk dan Ketua Pertemuan Ilmiah Tahunan Perhimpunan Ahli Bedah Onkologi Indonesia (PIT PERABOI Medan 2010) Dr. Riahsyah Damanik, SpB (K)Onk saat temu pers di RSUP H. Adam Malik Medan, Selasa (19/10). Menurut Humala, kanker rongga mulut gejala awalnya adalah munculnya sariawan yang tak kunjung sembuh. Untuk itu, lanjutnya, jangan menyepelekan penyakit sariawan. “Para perokok dan peminum minuman beralkohol tergolong beresiko tinggi untuk mengidap kanker rongga mulut. Begitu pula orang-orang yang memiliki kebiasaan mengunyah sirih dan tembakau. Substansi pemicu kanker seperti nikotin, polycyclic aromatic hydrocarbons, nitrosoproline dan polonium,”
Waspada/Mursal AI
Kebersihan menjaga rongga mulut sangat penting. katanya. Selain kanker rongga mulut, kanker gondok juga masuk dalam kategori kanker yang paling berbahaya. Pasalnya, kanker di bagian leher ini berada di nomor urut sembilan yang membahayakan. “Tanah Karo itu endemis kanker gondok. Karena persentase yang ditemukan lebih tinggi di daerah tersebut. Faktor penyebab ini banyak, Salah satunya defisiensi yodium,” tambah Riahsyah. Menurutnya, gejala awal kanker ini terdapatnya benjolan di sekitar leher dan susah menelan. Namun penderita ini jangan takut, kalau masih dini Sembilan puluh persen bisa disembuhkan dengan cara operasi. Karena obat utamanya dengan
cara operasi, kelenjarnya diambil. Tetapi, jika pasien kanker gondok ini datang pada stadium tiga dan empat atau bisa dikatakan terlambat penanganannya, susah untuk disembuhi.“Kalau datang saja sudah bermasalah, ini yang susah. Untuk itu, berobatlah saat masih stadium dini. Agar penanganannya mudah.” Riahsyah menyadari kurangnya masyarakat untuk mendeteksi secara dini tentang pertumbuhan sel-sel baru yang tidak normal. Rata-rata, lanjutnya, mereka yang datang ke RSUP HAM ini sudah stadium tiga dan empat. “Setiap bulannya 10 pasien minimal dioperasi akibat kanker gondok ini. * Mursal AI
Waspada/surya Efendi
KABUT ASAP: Langit diatas Kota Medan terlihat putih dan mendung sebagai dampak kebakaran hutan di Riau, Jumat (22/ 10). Namun, kondisi ini belum membahayakan kesehatan maupun penerbangan pesawat di bandara Polonia Medan.
Penduduk Perkotaan Dikhawatirkan Meningkat MEDAN (Waspada): Jika persentase perbandingan penduduk miskin antara kota dengan di desa lebih besar di desa dikhawatirkan jumlah penduduk kota akan meningkat tajam, dan tidak terkendalikan. Untuk itu perlu adanya suatu kebijakan dari pemerintah untuk menahan laju pertumbuhan penduduk di kota yang semakin besar dengan memanfaatkan jumlah penduduk untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi. Pengamat Ekonomi Polin Pospos kepada wartawan seusai menyampaikan Hasil Sementara Sensus Penduduk 2010 di Emeral Garden, Kamis (21/10), menyatakan bagaimana membuat jumlah penduduk yang besar ini bukan menjadi beban melainkan menjadi aset. “Pemerintah harus bisa mengelola penduduk agar pertumbuhan ekonomi lebih terarah sehingga tujuan pembangunan tercapai. Jika tidak pertumbuhan penduduk miskin akan terus meningkat,” ujarnya. Dari jumlah penduduk tersebut, lanjutnya, tingkat penduduk miskin tercatat 1.490.900 orang. Secara persentase, penduduk miskin di kota dan desa lebih besar di desa, masing-masing 11,34 persen dan 11,29 persen. “Tidak hanya dari jumlah penduduk mis-kin, indeks kedalaman kemiskinan di Sumut meningkat dari 1,92 ke 2,04 dan keparahan kemiskinan dari 0,50 ke 0,57 dalam kurun waktu setahun (Maret 2009-Maret 2010),” ujarnya. Polin melanjutkan, jika melihat dari data BPS tampak tingkat kemiskinan tersebut lebih tinggi di desa dibandingkan kota. Itu menunjukkan pruralisme kemiskinan justru lebih banyak di desa daripada kota. Padahal sebelumnya diketahui bahwa tingkat kemiskinan di kotajauh lebih besar daripada di desa. Ini merupakan
fenomena yang seharusnya menjadi perhatian pemerintah Sementara hasil sementara Sensus Penduduk (SP) 2010 yang dilaksanakan Mei 2010 tercatat jumlah penduduk Sumatera Utara mencapai 12.985.075 jiwa yang merupakan terbesar keempat di Indonesia. Kepala Bidang Integrasi Pengolahan dan Diseminasi Statistik Badan Pusat Statistik (BPS) Sumut, Panusunan Siregar mengatakan jumlah penduduk Sumut tersebut sebesar 5,5 persen dari total penduduk Indonesia berdasarkan hasil SP 2010 sebanyak 237,6 juta jiwa yang merupakan penduduk terbesar ke empat di dunia. “Sedangkan jumlah penduduk paling banyak penduduk ada di Kota Medan mencapai 2 juta lebih, menyusul Kabupaten Deliserdang 1,789 juta jiwa dan Langkat. Penduduk paling sedikit di Pakpak Barat 40.481 jiwa,” jelasnya saat penyampaian Hasil Sementara Sensus Penduduk 2010 di Medan, kemarin. Dia menambahkan sensus penduduk di Indonesia dilaksanakan tiap sepuluh tahun sekali yakni tahun 1961, 1971, 1980, 1990, 2000 dan terakhir tahun 2010. Pertumbuhan penduduk di Sumut dalam sepuluh tahun terakhir mencapai 1,22 persen. Hasil SP tahun 2000 jumlah penduduk Sumut 11.513.973 jiwa dan tahun 2010 meningkat jadi 12.985.075 jiwa. Sedangkan secara nasional jumlah penduduk Indonesia dalam sepuluh tahun terakhir bertambah 32 juta (perbandingan tahun 2000 ke tahun 2010). Menurutnya, pertumbuhan terbesar tetap berada di Medan, pada tahun 2000 sebanyak 1.905.587 jiwa dan tahun 2010 tumbuh 1,03% menjadi 2.109.339 jiwa. Kemudian menyusul penduduk di Deliserdang tahun 2000 sebanyak 1.382.050 jiwa, tumbuh 2,64 persen pada tahun 2010 menjadi 1.709.243 jiwa. (m38)
Medan Metropolitan A4 142 Pemain Togel Ditangkap
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
Harus Disidang, Tak Ada Istilah Penangguhan Penahanan MEDAN (Waspada): Polresta Medan sejak Januari-Oktober 2010 menangani 118 perkara Toto Gelap (Togel) dengan jumlah tersangka mencapai 142 orang. “Dari jumlah itu, 97 kasus/ tersangka dengan barang buktinya sudah dikirim ke Jaksa Penuntut Umum atau sudah P.21/P.22 (untuk sidang dakwaan) di pengadilan,” kata Kasat Reskrim Kompol Fadillah Zulkarnaen melalui Waka Sat Reskrim AKP RuruhWicaksono, Jumat (22/10). Dijelaskan mantan Kapolsekta Labuhan Deli ini, untuk barang bukti yang sudah dikirimkan ke Jaksa berupa uang Rp22.501.100, ballpoint 120 buah, catatan togel 200 lembar, tafsir mimpi 25 buah, rekap togel 149 lembar dan handphone 73 unit.
“Polresta Medan terus memberantas judi togel di Medan, apalagi kasus judi ini merupakan atensi pimpinan selain kasus penyakit masyarakat (pekat) lainnya,” jelas Ruruh yang mengharapkan peran serta masyarakat agar menginformasikan kalau ada perjudian. Inilah data rekap tangkapan Polresta Medan, Januari 16 perkara, Februari 11 perkara, Maret 11 perkara, April 12 perkara, Mei 11 perkara, Juni 17 perkara, Juli 7 perkara, Agustus 13 perkara, September 4 perkara dan Oktober 16 perkara. Dari jumlah 118 perkara ini tersangka yang diamankan 142 orang.
Guru Tewas Diracun Itu Periang SAMSUL, 60, suami Destina Sirait, Spd, 50, Kepsek SDN 06096 Belawan yang diduga tewas akibat diracun, Rabu (20/ 10), mengaku telah ikhlas dengan kepergian almarhumah. “Biarlah istri saya tenang di alam sana, makanya kami tidak mau membuat pengaduan karena nanti apabila membuat pengaduan akan dilakukan otopsi dan saya tidak mau,” ucapnya, Kamis (21/10).Meski demikian dirinya berharap polisi menangkap pelaku karena itu sudah masuk dalam tindak kejahatan, walau pihak keluarga tidak membuat pengaduan. Sementara itu, teman almarhumah yang juga nyaris tewas, Nurhasina Pane Spd, Kepsek SDN 060462, terlihat sudah mulai membaik tetapi masih perlu mendapatkan perawatan intensif. “Aku masih enggan mengadu karena masih dalam trauma dan kurang sehat,” katanya. Kapolsekta Medan Labuhan AKP Sugeng Riyadi mengatakan, pihaknya terus melakukan penyelidikan kasus ini walau tidak ada pengaduan. “Kita buat laporan model A dan kalau ada pidananya akan kita lanjutkan ke penyelidikan,” kata Sugeng. Sifat periang dari Destina Sirait ternyata menjadi ingatan yang tidak terlupakan dari teman sejawat dan tetangga sekolah tempatnya mengajar .”Ibu itu sering menegur aku kalau berpapasan. Walau dia sedang naik mobil atau sepeda motor,” kata Sulasrih warga Gang 8 Jalan Jawa mengingat kenangannya tentang korban. Hal yang sama dikatakan Mampe, guru SMP sebelah korban mengajar. Seingat guru bahasa Inggris itu, semasa hidupnya korban terlihat pering. “Namun dalam menjalankan tugas beliau tegas dan layak jadi panutan,” katanya. Sebelumnnya, dua Kepala Sekolah Dasar Negeri di Belawan diduga diracun orang tak kenal (OTK) saat makan rujak di salah satu rumah makan di kawasan Kel. Tanah Enam Ratus Kec. Medan Marelan. Salah sorang dari korban, yakni Destina Sirait, Spd, 50, Kepsek SDN 060961 Belawan, meninggal setelah sempat dirawat di rumah sakit dengan kondisi mulut berbui. Sedangkan temanya Nurhasina Pane, Spd, Kepsek SDN 060462 selamat. *Rustam Effendi
Polsekta Kutalimbaru Sementara itu, Kapolsekta Kutalimbaru AKP Bambang Rubianto mengatakan, pihaknya sejak 3 bulan terakhir ini telah melimpahkan berkas berita acara pemeriksaan (BAP) kasus judi toto gelap (togel) ke Jaksa Penuntut Umum untuk segera disidangkan di Pengadilan Negeri. “Delapan tersangka berikut BAP-nya telah dilimpahkan ke Pengadilan Negeri, 4 lagi masih menunggu pemberkasan lebih lanjut karena berkasnya masih menunggu P-21,” ujar AKP Bambang Rubianto kepada Waspada, kemarin. Menurutnya, untuk kasus perjudian terutama judi togel, tidak ada istilah penangguhan penahanan atau tahanan luar. Sesuai atensi Kapolresta, tersangka kasus perjudian harus ditahan dan berkasnya dilan-
jutkan ke JPU. Rubianto mengatakan, tersangka judi togel dan judi Hongkong itu, selain warga Kutalimbaru juga berasal dari desa-desa atau kecamatan yang berdekatan dengan Kecamatan Kutalimbaru. Polsekta Medan Timur Sementara itu, Kapolsekta Medan Timur Patar Silalahi mengakui, selama dua bulan ini, baru dua tersangka kasus judi togel yang berkasnya dilimpahkan ke JPU Kejari Medan. Patar Silalahi menyebutkan, keberadaan para juru tulis dan agen togel di wilayah Kecamatan Medan Perjuangan dan Medan Timur terus diberantas karena pihaknya tak menginginkan bisnis ilegal tersebut berkembang di kedua kecamatan tersebut. Polsekta Medan Area Sedangkan Kapolsekta Medan Area AKP Aries SN saat
dikonfirmasi berapa jumlah berkas kasus judi togel yang telah dilimpahkan ke JPU mengaku belum mengetahuinya, karena dirinya baru beberapa minggu menjabat Kapolsekta Medan Area. “Saya belum tau berapa jumlah BAP berikut tersangka judi togel yang diserahkan ke JPU, karena saya belum ada dua bulan menjabat Kapolsekta. Tanyakan aja langsung ke Kanit Reskrim,” dalih AKP Aries. Sementara berdasarkan data yang berhasil dihimpun Waspada di Kejatisu, pelimpahan kasus togel dari polisi terus meningkat. “Untuk satu bulan saja bisa mencapai 50 kasus, bahkan kadang lebih, “ tegas sumber waspada. Sumber mengatakan, tiga bulan terakhir kasus togel yang masuk mencapai sedikitnya 150 kasus. (m39/cat/h05)
Kejatisu Usulkan 16 Jaksa Diberi Sanksi MEDAN (Waspada): Periode Januari-Oktober 2010, Kejaksaan Tinggi Sumut mengusulkan 16 jaksa dan pegawai ke Kejagung agar diberikan sanksi terkait tindakan tercela men-coreng korps Adyaksa. “Untuk periode ini jumlah jaksa nakal diusulkan mendapat hukuman berat tujuh orang dari 16 itu, “ kata Kepala Kejaksaan Tinggi Sumut Sution Usman Adji, Jumat (22/10) kepada Waspada. Didampingi Kasi Penerangan Hukum/Humas Kejatisu Edi Irsan Kurniawa Tarigan, Kajati menegaskan, saksi berat itu berupa berupa pemecatan dan pecopotan atau non-jobkan dari jaksa fungsional. Bentuk perbutan jaksa dan pengawai diusulkan diberikan sanksi berat, tambah Kajati, dia melakukan tindak pidana seperti penipuan dan narkoba serta makelar kasus (markus). Sedangkan, sembilan orang lain diusulkan sanksi ringan dan sedang. Bentuk hukumannya, lanjut Kajati, penundaan kenaikan
pangkat dan penerimaan gaji berkala selama satu tahun serta diberikan teguran lisan dan tertulis bagi .”Saya berharap kedepannya, anggota saya dapat bekerja lebih baik, “ harapnya. Kasus terbaru diusulkan diberikan sanksi berat, kata Kajatisu, jaksa Umriani diduga terbukti menjadi makelar kasus perkara narkotika dan obatobatan jenis sabu-sabu di PT SumateraUtara. Menurut Kejati, melihat kesalahanya, jaksa Umrinai bisa dihukum berat. “Kalau terbukti pasti hukumannya bisa dipecat,” ujarnya. Kata Kajati, pihak telah merekomendasikan ke Kejagung agar Umriani dicopot sebagai jaksa. “Hasil pemeriksaan tim pengawasan dari sekian banyak jaksa yang diperiksa karena melakukan kesalahan, yang paling berat adalah jaksa Umriani. “Kita sudah usulkan untuk dicopot,” ulang Kajati. Edi Irsan kurniawan menabahkan, jaksa Umriani dila-
porkan keluarga Angling Yusuf, terdakwa kasus narkoba, karena tidak menerima hasil putusan sidang yang dijanjikan oknum jaksa tersebut. Keluarga Angling Yusuf mengaku sudah memberikan uang Rp318 juta kepada Jaksa Umriani agar hukumannya di bawah 10 tahun. Namun, putusannya tetap 10 tahun penjara. Kemudian, keluarga meminta uang itu dikembalikan namun yang dikembalikan baru Rp150 juta, sedangkan sisanya Rp168 juta. “Namun sampai hari belum turun bentuk sanksi yang diberikan Kejagung kepada jaksa Umriani, begitu juga terhadap yang lain, “ tegas Sementara itu, ketika ketika disinggung apakah meningkat atau menurun kasus oknum jaksa nakal?, Tarigan mengaku dirinya tak bisa membandingkan di tahun 2009 dengan tahun 2010 . Pasalnya, data tahun lalu belum ada saya pegang. “Jadi tak bisa saya membandingkan meningkat atau menurun, “ tegasnya. (h05)
Lelang BBLKI Diminta Ulang
Waspada/Rustam Effendi
BUKA: Danlantamal I Laksm TNI Syarif Husin membuka Wasrikkap Itjen TNI di Mako Lantamal I Belawan, Kamis (21/10).
Danlantamal I Buka Wasrikkap Itjen TNI BELAWAN (Waspada): Komandan Lantamal I Laksamana Pertama TNI Syarif Husin membuka Wasrikkap (Pengawasan dan Pemeriksaan Lengkap) Itjen TNI di Mako Lantamal I Belawan, Kamis (21/10). Hadir dalam acara itu Wadan Lantamal I Kolonel Marinir Suprayogi, Ketua Tim Wasrikkap Itjen TNI, Kolonel Inf Edy Nasution beserta rombongan, para Asisten Danlantamal I dan para Kadis Lantamal I. Dalam sambutanya Danlantamal I Laksamana Pertama TNI Syarif Husin mengatakan, pengawasan dan pemeriksaan di lingkungan TNI, khususnya TNI AL, merupakan bagian dari rangkaian fungsi pengendalian serta bahagian tahapan penting dalam upaya mendukung suksesnya program pembinaan TNI AL. Selain itu, pengawasan dan pemeriksaan juga merupakan tindakan preventif dalam rangka mengantisipasi kemungkinan terjadinya kekurang efisiensinya kinerja di segala bidang. Fungsi pengawasan dan pemeriksaan (Wasrik) dalam suatu organisasi merupakan sebuah proses dan mekanisme yang harus dilaksanakan. Wasrik memiliki peran yang sangat penting dan menentukan bagi kelangsungan serta keberhasilan suatu organisasi. “Kehadiran Tim Wasrik Itjen TNI jangan dijadikan sesuatu yang menakutkan. Tetapi dijadikan sebagai peluang untuk memperoleh masukan dan koreksi yang positif bagi kinerja guna memperoleh pemecahan,” katanya. (cre)
Polri Sedang Alami Banyak Ujian MEDAN (Waspada): Ustadz kondang Kota Medan Drs H Amhar Nasution, MA mengatakan, Polri saat ini sedang mengalami banyak ujian, baik dari ancaman teroris, kejahatan konvensional sampai kejahatan internasional. Amhar yang juga dosen STIK-P Medan mengatakan kepada waspada setibanya di Medan, Rabu (13/10), usai sharing dengan Kapolri di Mabes Polri dan kediaman Kapolri Jenderal Bambang Hendarso Danuri di Jakarta. Dikatakan Amhar, Polri sebagai pengayom, pelindung rakyat dan pelayan masyarakat dituntut untuk menunjukkan kinerjanya secara profesional, proporsional dan prosedural yang baik dalam penegakan hukum. Seperti terjadinya penembakan terhadap masyarakat dan tuduhan teroris serta kebenaran adanya teroris hendaknya bisa ditekan seminimal mungkin. Selain itu Polri agar tidak gegabah dengan menghabiskan nyawa orang lain, tetap hendaknya lebih dititik beratkan pada penumpasan yang profesional. Menurutnya, Kapoldasu Irjen Pol Oegroseno sering menyampaikan pesan moral Polri, jangan sampai cepat bertindak menghabiskan nyawa orang lain, karena pencabutan nyawa itu adalah urusan Malaikat Izrail. “Masyarakat pun berurusan di kantor polisi jangan sampai banjir airmata dan menumpahkan darah akibat pelayanan petugas yang bermental bobrok,” ujar Amhar mengutip ungkapan Kapoldasu. Kata Amhar, ini artinya Polri dimanapun berada mesti sebagai pengayom yang baik terhadap masyarakat. Sebagai mitra Kamtibmas, lanjut dia, pihaknya siap untuk tetap membantu tugas Polri ke depan. (m25)
MEDAN (Waspada): Sedikitnya delapan dari 16 perusahaan peserta lelang proyek meubiler di Balai Besar Latihan Kerja Indonesia (BBLKI) Medan meminta pengumuman lelangnya dibatalkan, karena ada dugaan rekayasa pelaksanaan lelang dalam proyek APBN 2010 senilai Rp300 juta itu. Demikian kesepakatan bersama delapan perusahaan peserta lelang, Rabu (20/10), di kantor CV Agung Oloan Perkasa di Jalan Setia Budi Komplek Ruko Setia Budi Center Blok B 1 dan 2 Medan. Dalam konferensi persnya, kemarin, Direktur CV Agung Oloan Perkasa Dedi Ananda Nasution mengatakan, dugaan rekayasa khususnya dalam hal teknis penghitungan pemenang
tender. Dimana, dalam pelaksanaan tender ini teknis yang digunakan sesuai Keppres No. 80/2003 tentang barang dan jasa adalah sistem merit point. Namun, pada pelaksanaannya ternyata hitungan ini tidak jelas dan sulit dimengerti oleh pihak peserta tender ini. Menurut Nasution, dalam pelaksanaan lelang meubiler di BBLKI Medan ini, panitia lelang menyebutkan sistem hitungan untuk pelelangan ini menggunakan teknis merit point dengan 13 jenis penilaian. Bila dihitung, sebutnya, dari 13 jenis penilaian ini bobot yang dihitung secara keseluruhan sebanyak 70 point. Apabila nilai ini dihitung dengan rumusan yang telah ditetapkan oleh panitia yakni bobot dikali dengan
skor setiap jenis dibagi 100, maka nilai keseluruhannya sebanyak 49 point. “Nilai inilah yang kami pertanyakan ketika panitia lelang mengumumkan pemenang lelang mendapatkan point 89,01 dengan harga penawaran sebanyak Rp 285.700.000,” sebutnya seraya menyebutkan, “Dari mana angka pointnya,” ucapnya. “Jadi kami meminta agar segera dibatalkan proyek ini, dan kami akan sampaikan surat pengendalian sanggahan berikutnya ke Menteri Tenaga Kerja cq Inspektorat, Presiden RI, Kejatisu, Poldasu, LKPP dan direktorat pengaduan masyarakat KPK,” sebutnya dihadapan sejumlah perusahaan yang meminta pembatalan pengumuman lelang ini. (h05)
Waspada/ Rustam Effendi
FOTO BERSAMA: Kepala Staf Guskamlabar Kolonel Laut (P) Muspin Santoso dan Senior Officer Captain RR Ayyar foto bersama seusai pembukaan Patkor Indindo 16/ 2010 di Aula Yos Sudarso, Makolantamal I, Kamis (21/10).
TNI AL RI-India Amankan Laut BELAWAN (Waspada): Kepala Staf Guskamlabar Kolonel Laut (P) Muspin Santoso membuka patroli terkoordinasi antara TNI AL dengan AL India (Patkor Indindo) 16/ 2010 di Aula Yos Sudarso, Makolantamal I, Kamis (21/10). Dalam sambutannya Kepala Staf Guskamlabar Kolonel Laut (P) Muspin Santoso mengatakan, Patkor Indindo dilaksanakan dua kali dalam satu tahun. Kegiatan yang dilaksanakan secara berkesinambungan bertujuan sebagai upaya preventif AL dalam mengamankan laut Indonesia dan India dari berbagai tindak kejahatan. “Satu kali kegiatan dilaksanakan selama tiga puluh hari,” katanya. Ditambahkan Muspin, sejak Patkor Indindo dilaksanakan tindak kejahatan di laut kedua negara nyaris tidak ada karena mampu memberikan efek bagi keamanan di laut. “Artinya dengan patroli bersama ini keamanan laut tetap diawasi,” ujarnya. Selain melakukan pelatihan tehnis pengamanan laut dilaksanakan juga pertukaran perwira yang akan dilatih dalam pendidikan kedua negara.
Patroli Indindo kali ini dikomandoi Dansatgas Kol Laut (P) GIG JN Sipasuta dengan melibatkan unsur KRI Patiunus 384 dengan Dankri Letkol L (P) Eka Parbawa serta satu unit pesawat udara jenis cassa. Sedangkan dari India dikomandoi Senior Officer Captain RR Ayyar yang melibatkan unsur India Navy Ship (INS) Sharabh L-17, Baratang T-68 dengan Dan (INS) Commander Sanjay Kumar. “Karena pembukaannya disini maka penutupannya di Port Blair, pulau Andaman, India,” kata JN Sipasuta. Konjen India resepsi Sementara itu, Konsulat Jenderal India menggelar resepsi makan malam untuk menyambut kedatangan dua kapal perangnya di Belawan, Rabu (20/10) siang. Selain tuan rumah Konsul Jenderal R. Sukumaran, terlihat hadir pada resepsi, Rabu (20/ 10), di Exchange Club, Uniland Plaza, Medan, adalah Konjen Jepang Shirota, Konsul Malaysia, sejumlah pejabat TNI/AL dari Belawan, para komandan, awak kapal AL India Sharabh dan Baratang serta undangan lainnya. (m07/cre)
Pemko Tunda Izin Pembangunan Johor City MEDAN ( Waspada): Pemko Medan menunda pembangunan mega proyek Johor City di Jalan Karya Wisata, Kecamatan Medan Johor. Pasalnya, bila bangunan itu terus berlanjut, maka dapat mengurangi kawasan ruang terbuka hijau atau area resapan air. “Kita minta pembangunan di Johor City itu ditunda. Saya mendukung pernyataan Komisi D DPRD Medan itu perihal kekhawatirannya bila pembangunan berlanjut maka kawasan resapan air di Medan jadi berkurang” kata Sekda Kota Medan HM Fitriyus kepada wartawan di Balai Kota, Jumat (22/10). Fitriyus meminta Dinas Tata Ruang Tata Bangunan (TRTB) Kota Medan untuk benarbenar mengkaji izin peralihan peruntukan yang diajukan pengembang Johor City, Bursa Properti Group. Pengkajian itu harus disertai dengan aturan dan ketentuan yang sudah ditetapkan pemerintah termasuk kajian kawasan resapan air Kota Medan menjadi pemukiman. “Kita minta Dinas TRTB mengkaji lebih jauh, lihat aturannya. Diperhatikan juga kawasan resapan air jangan terlalu mudah
mengeluarkan izin peralihan peruntukan. Kita memang memfokuskan kawasan resapan air di bagian selatan yang salah satunya termasuk Medan Johor itu. Ya, kita minta pembangunan di atas lahan area resapan air itu ditunda, jangan menjadi persoalan dikemudian hari karena resapan air sudah hilang,” tegasnya. Sementara Camat Medan Johor Azwarlin melalui Sekretaris Camat Khoiruddin Rangkuti mengaku tidak mengetahui apa pun tentang pembanguan proyek perumahan dan ruko wilayah kerjanya itu. Dia mengakui sudah menyuratipihakpengembangperihalizin.“Camat sudah menyurati mereka sebanyak dua kali untuk mempertanyakan perihal izin penimbunan, namun belum ada balasan,” ujarnya. Ketika ditanya apa tidak ada upaya dari pihak kecamatan untuk menghentikan pembangunan tersebut, Khoiruddin menjawab tidak bisa. Sebelumnya, Dinas TRTB mengatakan Bursa Properti Group sedang mengurus Surat Izin Mendirikan Bangunan (SIMB) dan izin peralihan peruntukan dari kawasan resapan air menjadi pemukiman. (h10)
Walikota Agar Bongkar Rumah Ibadah Tanpa Izin MEDAN (Waspada): Menghindari terjadinya konflik di lapangan, masyarakat Kecamatan Medan Timur, meminta Walikota Medan c/ q Kadis TRTB (Tata Ruang Tata Bangunan) segera membongkar bangunan rumah ibadah di Jalan Purwosari Gang Baru, tanpa izin. Dalam surat tertanggal 16 Oktober 2010 dan ditandatangani Fuad Poniman, atas nama masyarakat menegaskan, Camat MedanTimur melalui suratnya nomor 451/417 telah memperingatkan agar pembangunan Gereja Kharismatik tidak diteruskan. Surat peringatan itu disampaikan camat setelah Sarman Lumbanraja, Pendeta Gereja Kharismatik, berjanji tidak akan meneruskan pengerjaan pembangunan rumah ibadah tersebut sebelum mendapat Surat Izin Mendirikan Bangunan (IMB) dari instansi terkait. Pernyataan untuk tidak meneruskan pembangunan itu juga sudah diutarakan
Pendeta Sarman Lumbanraja kepada warga setempat dan diketahui oleh Lurah Pulo Brayan Bengkel dalam surat pernyataan pada tanggal 21 Maret 2010. Pernyataan yang sama juga ditegaskan kembali oleh Pendeta Sarman Lumbanraja pada rapat di Kantor Camat Medan Timur tanggal 31 Maret 2010 dihadapan Camat Medan Timur, Muspida Medan Timur, Wakil Ketua FKUB Kota Medan, Kementerian Agama Kota Medan, Lurah P. Brayan Bengkel, Kepala Lingkungan XI dan perwakilan masyarakat Jalan Purwosari. Kemudian dalam notulen rapat di kantor Camat Medan Timur tersebut, disimpulkan dan disepakati; pihak gereja dalam membangun rumah ibadah agar memenuhi syarat sebagaimana isi keputusan bersama dua menteri nomor delapan dan sembilan tahun 2006 tentang pendirian rumah ibadah. (m14)
Zainal Korban Penembakan Polisi Memburu Keadilan MENCARI keadilan hakiki di muka bumi ini, itu mungkin tidak bisa ditemui. Demikian juga dengan Zainal Abidin, 35. Padahal lelaki itu tidak banyak menuntut. Dia hanya berharap ada hukuman yang setimpal bagi anggota Polri yang menembak kedua kakinya, hingga membuatnya cacat permanen. Warga Jalan Pancing Medan itu, mengaku hingga kini masih trauma apabila melihat anggota polisi. “Jiwaku belum tenang sebelum pelaku penembakan itu ditindak menurut hukum yang berlaku,” kata Zainal kepada Waspada, Rabu (20/10). Anggota Polsekta Medan Kota yang menyarangkan tiga butir timah panas di kakinya harus bertanggung jawab secara hukum. “Peluru itu telah membuat saya berjalan tidak normal, rasa nyeri dan ngilu masih terasa, “ tuturnya. Selain itu, aku Zainal, tindakan anggota polisi itu membuat ia harus mendekam di penjara hampir setahun. “Padahal apa yang dituduhkan polisi tidak pernah saya lakukan, saya tidak tahu apa dasar mereka menuduh saya sebagai pembunuh,” kata Zainal, yang seharihari bekerja sebagai juru parkir di Jalan Bandung Medan itu. Zainal menuturkan, ketika polisi mengeksekusi kakinya,
dia hanya bisa pasrah dan berdoa. Tapi, begitu divonis bebas oleh Pengadilan Negeri Medan, ia bersama kuasa hukumnya pun menuntut pertanggung jawaban polisi yang menembak, kelembagaberwenangdiMedan. Namun, apa yang dia peroleh, keadilan yang dinantinya tidak datang juga. Akhirnya, dengan semangat mencari keadilan, Zainal bersama istri Lisiani didampingi kuasa hukumnya dari Medan berangkat ke Jakarta. “Ini jalan terakhir. Saya sudah mentok meminta keadilan di Medan, mulai dari mengadu ke Propam Poldasu hingga Kapoldasu. Mudah-mudah di Jakarta, aku dapatkan keadilan itu, “ terangnya. Tiba di Jakarta, Senin (13/ 10), Zainal mendatangi semua lembaga perlindungan hukum dan hak azasi manusia, seperti kantorYayasan Lembaga Bantuan Hukum Indonesia (YLBHI), Komnas HAM, Yasayan Perlidungan Saksi dan Korban (LPSK), Satgas Mafia Hukum, dan Komisi Yudisal serta terakhir Komisi Polisi Nasional (Kompolnas). Zainal berharap melalui keenam lembaga yang memperjuangkan kesewenang-wenangan hukum dan penindasan terhadap orang kecil itu, men-
dapat sebuah keadilan. “Saya berharap di lembaga ini saya akan mendapatkan keadilan dan perlidungan,” ungkap zainal. Kehadiran rombongan Zainal dan kuasa hukumnya Surya Adinata, SH, Mkn direspons oleh pimpinan masing-masing lembaga itu. Mereka pun berjanji segera menindaklanjuti pengaduan korban, hingga apa yang diimpikannya terwujud. Di setiap lembaga itu, selain membuat laporan, Zainal dan kuasa hukumnya menyerahkan sejumlah barang bukti
berupa dokumen surat, rekaman dan foto-foto penembakan korban sebagai pentunjuk awal menindak lanjuti kasus itu. Di masing-masing lembaga itu, Zainal diberi kesempatan menceritakan bagaimana kronologis peristiwa kelam yang dialaminya. Saat itulah, Zainal tak bisa membendung air matanya, terlebih saat cerita masuk ke babak eksekusi penembakan sadis dirinya. Kata Zainal, ia ditangkap polisi di rumahnya sekitar 25 Mei 2009 dan mengalami penyiksaan oleh polisi dari Kepo-
Waspada/M Ferdinan Sembiring
Zainal Abidin dan istri Lisiani menangis seusai divonis bebas di PN Medan beberapa waktu lalu.
lisian Sektor Medan Kota karena dituduh pelaku pembunuhan Komisaris PT Sewangi Sejati Luhur Medan, Kusuma Wijaya, 55. “Saya ditembak dan dipaksa mengaku sebagai pembunuh Kusuma Wijaya, padahal tidak pernah saya lakukan, mereka benar-benar kejam, tak berprikemanusian, “ terangnya. Surya Adinata menambahkan, metode penangkapan yang digunakan polisi lebih mirip kepada penculikan daripada sebuah penangkapan. Polisi secara brutal menyiksa Zainal setelah membawanya ke dalam sebuah mobil dan berputarputar keliling kota, bukannya langsung menuju kantor polisi. Di sebuah tempat, Zainal diturunkan dan di sana diduga dieksekusi tembak oleh polisi, padahal saat itu, menurut Zainal, dia sudah tidak berdaya. Akibtanya, hingga saat ini proyektil peluru belum bisa diambil dari kakinya. Dalam penyelidikan kasus ini, pola yang spesifik menunjukkan dimana penangkapan diikuti dengan penyiksaan. Surya menyatakan ketika kliennya mendapatkan penyiksaan seperti penangkapan yang brutal dan ditembak. Akibat penyiksaan ini, kliennya mengalami gangguan fisik dan
psikis. Kedua kakinya jadi cacat karena ada proyektil bersarang di kaki . “Ini jelas pelanggaran HAM,” ungkapnya. Setelah melalui proses persidangan yang panjang, majelis hakim menjatuhkan putusan vonis bebas kepada Zainal karena tidak terbukti melakukan perbuatan pidana.”Klien saya dinyatakan bebas murni karena semua yang didakwakan kepadanya tidak terbukti, “ kata Surya. Pasca putusan bebas itu, Zainal, istrinya bersama kuasa hukumnya pun mulai bergerilya mencari keadilan menuntut polisi yang telah menembaknya. Laporan pengaduan masuk ke Propam Poldasu. Dia menilai kasus ini merupakan sebuah rekayasa mafia hukum yang diduga ingin melindungi pelaku yang sebenarnya. Kasi Penerangan Hukum/ Humas Kejatisu Edi Irsan Kurniawan Tarigan mengatakan, atas vonis bebas, pihaknya mengajukan kasasi ke Mahkamah Agung, hal ini sesuai ketentuan UU. “JPU juga telah menyampaikan memori kasai melalui PN Medan, “ jelas Tarigan. Sebelumnya, JPU mengajukan tuntutan hukum 18 tahun penjara kepada Zainal berdasarkan fakta yang ada di-BAP. *M.Ferdinan Sembiring
Medan Metropolitan
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
A5
Tanpa Uang, KTP Masih Tetap Lambat PROGRAMWalikota Medan Rahudman Harahap untuk menghapus keluhan warga soal pengurusan kartu tanda penduduk (KTP) maupun adanya pungutan liar, tampaknya hanya isapan jempol. Terbukti, sampai saat ini masyarakat Kota Medan masih tetap mengeluh karena sulitnya mengurus identitas. Padahal, sebulan lalu Pemko Medan telah melakukan
launching pencetakan KTP di seluruh kantor camat. Hal itu tujuannya untuk mengurangi keresahan warga yang selama ini kesulitan bila mengurus identitas. Tidak tanggung lamanya, bahkan bisa sampai enam bulan untuk mengurus KTP. Melihat fenomena ini, walikota membuat kebijakan dengan memindahkan pencetakan KTP dari Dinas Kepen-
Waspada/Hamdani
Seorang warga menunjukkan kartu tanda penduduk (KTP).
dudukan dan Catatan Sipil ke kantor camat. Setiap kecamatan mendapat dua unit komputer untuk melayani masyarakat. Walikota Medan Rahudman Harahap pada acara launching tersebut juga dengan tegas mengatakan, pengurusan KTP paling lambat dua hari dan gratis. “Semua yang dijanjikan pak walikota pada saat launching pencetakan KTP di kantor Camat Medan Helvetia tidak benar. Ketika itu Rahudman berjanji pencetakan KTP hanya dua hari paling lambat, tapi kenyataannya saat ini mengurus KTP masih lama dan bayar,” kata Parlindungan, 46, warga Kecamatan Medan Helvetia kepada Waspada, Kamis (21/10). Diungkapkan Parlindungan, tiga minggu lalu anaknya berusia 18 tahun mengurus KTP melalui kepling setempat. Tapi, sampai saat ini belum selesai. Saat ditanya kepada kepling tersebut menjawab belum selesai dikerjakan oleh petugas kecamatan. “Sudah tiga minggu lamanya sampai sekarang belum selesai. Menurut kepling itu
banyak yang harus dikerjakan petugas kecamatan, jadi harus sabar. Karena saya tidak mengetahui bagaimana caranya menanyakannya ke petugas kecamatan, maka dengan terpaksa sampai saat ini tetap menunggu,” ucapnya. Uang Pelicin Sementara itu, Nurhaida, warga kecamatan Medan Polonia mengungkapkan, pengurusan KTP sampai saat ini masih ada istilah ‘uang pelicin’. Dikatakannya, lima hari lalu pihaknya mengurus KTP dengan melalui prosedur yakni ke kepling dan diteruskan ke kantor lurah. Pada saat itu, kepling tersebut mengatakan tidak ada masalah. Setelah dua hari tidak selesai, ujar Nurhaida, pihaknya kembali menanyakan kepada kepling tersebut. Saat itu, kepling mengatakan tinta pencetak KTP habis, dan mungkin masih lama. Melihat jawaban tersebut, Nurhaida kembali minta tolong sembari menyalamkan uang Rp50.000. “Waktu saya salamkan uang itu, kepling tersebut pura-pura menolak,
namun tetap diterimanya sambil mengatakan agar secepatnya diusahakan. Pada hari esoknya sekitar pukul 10:00 pagi, kepling itu mengantarkan KTP tersebut ke rumah sambil mengatakan sudah selesai,” ucapnya. Berarti, kata Nurhaida, sampai saat ini bila tidak ada uang, pengurusan KTP masih tetap lambat. Untuk itu, budaya ini harus secepatnya menjadi pemikiran bagi Walikota Medan bagaimana untuk menuntaskannya. Diharapkan kepada Walikota Medan agar segera mengevaluasi semua jajaran tingkat kelurahan maupun kepling. Karena bila terus menerus seperti ini, maka sama saja program Rahudman-Eldin tidak berjalan. “Janji Rahudman-Eldin memang sudah terwujud dengan memindahkan pencetakan KTP ke kantor camat. Namun, yang menjadi persoalan perilaku tingkat bawah seperti kepling maupun kelurahan masih tetap menjadi budaya,” katanya. * ME Ginting
da di Medan, Jumat (22/10). Elfenda mengatakan, secara umum, APBD Sumut 2011 sebesar Rp4,6 triliun memang mengalami peningkatan cukup signifikan dibandingkan APBD 2010 lalu, apalagi alokasi belanja langsung untuk kebutuhan masyarakat disebut-sebut sudah lebih besar ketimbang belanja tidak langsung, seperti gaji aparatur pemerintahan. Namun menurutnya, peningkatan tersebut ternyata tidak ikut meningkatkan alokasi anggaran untuk program-program yang terkait realisasi visi-
1.531 Lulusan Polmed Diwisuda MEDAN (Waspada): Direktur Politeknik Negeri Medan (Polmed) Ir H Zulkifli Lubis, MI.Kom mewisuda 1.531 lulusannya, terdiri dari 1.373 Program Diploma III dan 158 Program Pendidikan Satu Tahun (PPST), di Gedung Serbaguna Polmed, Selasa (19/10). Dengan demikian jumlah lulusan Polmed dari tahun 1985 sampai saat ini sebanyak 18.948 orang. “Para lulusan Polmed sebagian besar telah tersebar di berbagai instansi/perusahaan yang ada di Sumut, sedangkan lainnya di wilayah nusantara dan mancanegara,” kata Zulkifli. Zulkifli Lubis mengatakan, saat ini Polmed menyelenggarakan 11 program studi jenjang DIII dan tiga program studi jenjang DIV. Jadi secara keseluruhan saat ini Polmed menyelenggarakan 14 program studi DIII dan DIV. Di samping itu Polmed juga menyelenggarakan program sertifikasi (PPST) dan pelatihan-pelatihan jangka pendek sesuai kebutuhan masyarakat. Dia menyebutkan, beberapa program studi pada tahun 2010 ini telah melaksanakan akreditasi dan re-akreditasi dari BAN-PT yaitu program studi manajemen informatika, akuntansi, perbankan dan keuangan, administrasi bisnis. Usaha jasa pariwisata/MICE yang telah diasessi (dikunjungi dan dinilai) oleh BAN-PT pada Juni dan Juli 2010 lalu dan sekarang menunggu hasilnya. Lebih lanjut Direktur Polmed itu mengatakan, pada tahun anggaran 2010, Polmed mendapat dukungan dana dari Pemprovsu yang digunakan untuk membantu meningkatkan kualifikasi pendidikan/akademis dosen sejumlah 130 orang ke jenjang pascasarjana (S2) dan sebagian digunakan untuk pembangunan awal gedung kuliah dan perkantoran program DIV. Dengan adanya kelanjutan bantuan dana dari Pemprovsu pada tahun 2011 yang akan datang, pembangunan gedung kuliah dan kelengkapan tersebut dapat dirampungkan. (m41)
misi Gubsu. Bahkan terlihat alokasi anggaran APBD, seperti tidak memilki skala prioritas yang mengarah kepada pembangunan kesejahteraan masyarakat Sumut. “Padahal untuk APBD ini seharusnya memiliki skala prioritas yang paling mendasar dan sesuai dengan visi misi Gubsu. Sangat kelihatan anggaran yang ada saat ini tidak mengarah secara khusus ke sana,” jelasnya. Secara ideal, tambah Elfenda, hal-hal yang menjadi prioritas dalam visi misi Gubsu bisa dituangkan dalam angka-angka di APBD seperti dengan menjabarkan program dan anggaran agar masyarakat sumut tidak bodoh, tidak sakit dan tidak lapar. Sedangkan dalam APBD 2011 ini, menurut Elfenda, memang dialokasikan anggaran pendidikan sebesar 20 persen APBD. Namun tidak dijabarkan secara fokus terkait bentuk-ben-
tuk program yang menjadi tempat anggaran tersebut diproyeksikan. “Jangan-jangan anggaran sebesar itu malah dialokasikan untuk belanja aparaturnya, misalnya untuk keperluan administrasi dan ATK (alat tulis kantor). Bukan untuk program-program yang menjadi masyarakat Sumut tidak bodoh secara langsung. Jadi, anggaran pendidikan 20 persen APBD itu saya nilai masih tidak fokus.” jelasnya. Menurut Elfenda, pihaknya tidak melihat ada sebuah target yang ingin dicapai Pemprovsu melalui APBD 2011 itu. “Jadi, apa yang sebenarnya ingin dicapai dengan uang Rp4,6 triliun itu. Apakah berkurangnya angka masyarakat miskin, bodoh atau putus sekolah di masyarakat? Saya tidak melihat ada niat capaian seperti itu,” katanya. Secara terpisah, anggota
Fraksi Demokrat DPRD Sumut Arifin Nainggolan mengatakan sebenarnya penyusunan draf APBD 2011 tetap berdasarkan dengan visi misi Gubsu. Hanya saja tetap harus dilakukan secara bertahap karena keterbatasan dana APBD Sumut itu. “Visi misi Gubsu itu tidak serta merta harus selesai dalam setahun. Tidaklah semudah membalikkan telapak tangan. Apalagi Gubsu sendiri baru dua tahun menjabat. Tentunya harus bertahap dalam lima tahun ini,” kata anggota Komisi C Bidang Keuangan DPRD Sumut itu. Selain itu, tambahnya, peningkatan APBD 2011 dibandingkan tahun sebelumnya juga menunjukkan adanya peningkatan anggaran di berbagai sektor.“Seperti dana untuk membeli helikopter yang dialihkan ke bantuan guru agama. Itukan juga bisa dilihat sebagai cerminan visi misi Gubsu,” katanya. (h11)
FPAN Desak Pemko Cepat Tanggap Soal Pasar Sukaramai MEDAN (Waspada): Ketua Fraksi PAN DPRD Kota Medan Ahmad Arif mendesak Pemko Medan untuk mengambil langkah-langkah strategis dan manusiawi bagi para pedagang korban kebakaran di Pasar Sukaramai. “Segera lakukan langkah yang cepat dan nyata bagi para korban. Ini penting, Pemko Medan harus segera menyelamatkan nasib hidup para warganya,” kata dia kepada sejumlah wartawan, kemarin, saat disinggung soal nasib para pedagang Pasar Sukaramai korban kebakaran yang terkatung-katung menunggu kepastian kebijakan dari pemerintah kota.
Menurut Arif, hal yang paling mungkin dilakukan oleh Pemko dalam hal ini PD Pasar adalah mencari alternatif lokasi yang paling dekat dengan Pasar Sukaramai. “PD Pasar segera ambil langkah inisiatif,” sarannya. Ia mengingatkan pentingnya inisiatif dari PD Pasar ini mengingat akan timbul masalah-masalah baru jika tak dicarikan solusi yang memadai dan manusiawi. “Jangan biarkan para pedagang mencari jalan keluarnya sendiri yang malah rentan mengakibatkan konflik sesama pedagang,” sebutnya. Ia mengakui mendapat temuan dan laporan bahwa
pedagang sudah saling berebut tempat berjualan di badan jalan.Selain mengakibatkan konflik antar pedagang juga “Ini malah menimbulkan kemacetan,” sebutnya. Ahmad Arif yang juga Ketua DPD PAN Medan ini juga menyesalkan mengapa PD Pasar sangat lamban dalam mengambil keputusan terkait korban kebakaran di Pasar Sukaramai. “Kami sesalkan mengapa lambat mengambil inisiatif,” sesalnya. Padahal sudah seharusnya PD Pasar segera mengambil langkah strategis dan manusiawi, bukan malah melakukan pembiaran-pembiaran karena ini merupakan tugas mereka. (m08)
Relokasi Lambat, Pedagang Sukaramai Kian Menderita ASAP sisa kebakaran empat hari lalu masih mengepul dari sebagian gedung Pasar Sukaramai yang berlokasi di perempatan Jalan AR Hakim-Kereta Api, beberapa titik api kecil masih terlihat dari sudut beberapa kios di bagian dalam lantai I, di antaranya mengepul dari puing eskalator yang telah hangus. Sesekali para pengunjung pasar bergumam lirih membayangkan asap yang masih menyembul. Ingatan sebagian besar masyarakat yang melintas di Jalan AR Hakim selalu kembali pada kobaran api besar menjilat seluruh sisi bangunan berisi 866 kios dan stand pedagang di lantai I sampai III, Minggu (17/10). Namun bagi pedagang, esok pagi harus ada uang untuk membiayai kebutuhan hidup keluarga seperti anak sekolah yang mendesak, sehingga perkiraan gedung terbakar telah rapuh dan asap yang masih mengepul dikesampingkan. Ratusan pedagang korban kebakaran dan para pedagang kaki lima mencari kesempatan berjualan, akhirnya tumpah ke badan jalan, sehingga ruas jalan yang dibangun Pemko Medan melalui Dinas Perhubungan khusus untuk jalur lintasan angkutan kota tidak dapat berfungsi karena telah menjadi “Pasar Sukaramai II.” “Belum ada relokasi dari Pemko, biaya hidup dan tagihan hutang dari pemilik barang dan bank mendesak untuk dibayarkan, kami harus berjualan secepatnya,” kata Uli salah seorang pedagang , Rabu (20/10).
Waspada/Sahrizal
Masyarakat dan pedagang korban kebakaran memadati Jalan AR Hakim tepatnyadi jalur untuk lintasan angkutan umum. Uli menuturkan saat ini pedagang harus melakukan segala upaya, berjualan di mana pun asal cocok tempatnya tak peduli hingga ke tengah jalan harus dilakukan. “Kalau yang lain bisa mengapa kita tidak boleh,” tuturnya. Uli yang merupakan pedagang bahan pokok yang sebelumnya berjualan di lantai II Pasar Sukaramai mengatakan, sampai saat ini pihaknya belum mengetahui kejelasan dari PD Pasar tentang di mana lokasi berjualan secara resmi. Sementara itu pedagang
lainnya bahkan yang bukan pedagang resmi Pasar Sukaramai juga turut nimbrung berjualan di sekitar halaman pasar, sehingga masih terus dapat penghasilan dari usaha dagang yang dijalankan. Sedangkan pedagang resmi Pasar Sukaramai lainnya hanya sibuk bertanya ke sana ke mari tentang nasib tempat usaha yang telah terbakar dan bersedih, tetapi kebanyakan yang lainnya sudah sibuk bergiat kembali berjualan sehingga melupakan kesedihan. Relokasi tempat berjualan
yang baru disediakan sejak Selasa (19/10) malam hingga dinihari oleh Pemko, sehingga praktis hampir seluruh pedagang yang telah berjualan di halaman pasar dan ruas jalan jalur angkutan tidak tidur. Hal itu dilakukan mendesak karena jika terus bersedih dan tidak berjuang akan ketinggalan tempat berjualan karena jumlah pedagang dengan luas lokasi tidak sesuai kapasitas, disamping masih banyak pedagang kaki lima yang berbaur. Pedagang lainnya, Dona, mengatakan tidak lagi meng-
Pakar Kimia USU:
Tiga Unsur Penyebab Kebakaran, Kesengajaan Mudah Diketahui
APBD Tidak Cerminkan Visi Misi Gubsu MEDAN (Waspada): Anggaran Pendapatan dan Belanja Deerah (APBD) Sumut 2011 yang sudah disepakati DPRD dan Pemprovsu, dinilai masih tidak mencerminkan visi-misi Gubsu: rakyat tidak sakit, tidak bodoh, tidak lapar dan punya masa depan. “Sangat kelihatan ketidaknyambungan antara apa yang disampaikan dalam visi misi Gubsu dengan angka-angka yang ada di dalam APBD 2011 itu,” kata Ketua Forum Indonesia untuk Transparansi (Fitra) Sumut Elfenda Ananda kepada Waspa-
Waspada/Hamdani
ISPU TAK BERFUNGSI: Seorang aparat kepolisian berjalan di samping Indek Standar Pencemaran Udara (ISPU) di Jalan Kapten Pattimura Medan-Iskandar Muda, Senin (18/10). Alat yang biasa disebut pengukur cuaca ini tidak berfungsi lagi. Masyarakat mengharapkan Pemerintah Kota Medan lebih serius memperhatikan segala fasilitas kota yang rusak.
hiraukan kondisi bangungan Pasar Sukaramai yang masih mengepulkan asap, apalagi dikatakan kondisi bangunan bisa runtuh. “Asal bisa berjualan seperti lainnya kami tetap berusaha, karena hanya itu usaha untuk bisa tetap mencari makan, disamping bisa melupakan kesedihan, uang sebagai penghasilan usaha akan tetap datang,” tuturnya. Tentang asap yang masih terus mengepul dari dalam bangunan dan kondisi gedung yang sangat disangsikan, menurutnya, terserah nasib. Kepala Pasar Sukaramai Juster Simarmata seputar banyaknya pedagang yang mulai berjualan di seputaran pasar mengatakan pihaknya hanya dapat mengawasi agar aktivitas berjualan pedagang di sekitar lokasi tersebut tetap tertib. Untuk menempatkan pedagang belum bisa dilakukan karena belum ada perintah dari pimpinan PD Pasar, sehubungan belum adanya lokasi penampungan yang layak ditunjuk secara resmi untuk menempatkan pedagang. Kondisi sekitar halaman Pasar Sukaramai setelah terbakar, saat ini semakin semrawut. Badan jalan yang digunakan sebagai tempat berjualan memperkecil lajur bagi kendaraan. Kemacetan dan joroknya badan jalan pun menjadi pemandangan. Keadaan seperti ini tidak bisa dibiarkan terlalu lama. Pemko harus mempersiapkan lokasi penampungan yang layak. *Sahrizal
MEDAN (Waspada): Kebakaran menyebabkan kehilangan nyawa dan tidak hanya meliputi seseorang saja, tetapi dapat terjadi di tempat-tempat di mana banyak manusia berkumpul, seperti pabrik, pusat perbelanjaan dan sebagainya. Selain kehilangan nyawa manusia juga mengakibatkan kerugian besar dalam hal materi. Penyebab kebakaran bisa saja akibat faktor alam maupun akibat human error atau faktor kesengajaan. Pakar kimia dari Universitas Sumatera Utara Prof. Dr. Harry Agusnar menyebutkan, dalam ilmu kimia, penyebab munculnya api atau kebakaran ada tiga unsure, yaitu adanya bahanbahan yang mudah menyala, adanya gas oksigen dalam jumlah yang cukup, dan adanya energi menyala menghasilkan suatu sumber panas dengan daya yang cukup dan ketahanannya lama, seperti misalnya korsleting listrik (arus pendek), adanya petir dan api. “Jika tiga unsur tersebut tidak lengkap, maka tidak dapat terjadi kebakaran. Misalnya tidak ada oksigen yang cukup di tempat tersebut, maka tidak akan terjadi kebakaran. Contohnya bila kita menyalakan api, kalau tidak ada gas oksigen maka api tersbut akan mati, begitu juga dengan unsur lainnya,” katanya kepada Waspada, Jumat (22/10). Agusnar menyebutkan, hubungan singkat (arus pendek) dan gangguan listrik ke bumi adalah kemungkinan sebab terjadinya kebakaran atau sumber-sumber api, namun demikian belum tentu sebagai sumber kebakaran. Sebab menurutnya, karena ada bahan yang mudah terbakar dan karena ada oksigen sehingga menyebabkan kebakaran mudah menjalar ke tempat-tempat lainnya. Bahan-bahan yang mudah terbakar tersebut misalnya polimer, busa, plastik, kertas, cat dinding yang mengandung polimer dan gas, kayu dan sebagainya. “Bahan-bahan tersebutlah yang menyebabkan cepatnya api merambat,”
ujarnya. Petir juga salah satu sumber api, salah satu energi yang terjadi akibat adanya gesekan, jadi ketika petir menyambar bahan yang mudah terbakar dan terdapat gas oksigen maka terjadilah kebakaran. “Petir bila menyambar memiliki energi yang sangat tinggi, sehingga bila mengenai bahan yang mudah menyala akan langsung terbakar, namun kebakaran yang disebabkan akibat petir sangat jarang terjadi,” tuturnya. Mengenai korsleting listrik, dia menyebutkan, hal tersebut bisa terjadi misalnya adanya kabel yang rusak sehingga arus listrik tidak dapat berjalan dengan sempurna. Bila terdapat kerusakan pada isolasi kabel, maka pada mulanya arus yang sangat kecil (miliamps atau microamps) secara sebentarbentar (intermittant) mengalir di atas permukaan bahan isolasi. Percikan api yang terjadi karena kesalahan isolasi ini sangat minimal dan gejala tersebut dapat berjalan sangat lama, berbulan-bulan kadang-kadang bertahuntahun. Sedangkan mengenai musibah kebakaran yang terjadi di Pasar Sukaramai baru-baru ini, pria yang pernah ikut dalam tim keselamatan kerja akibat kebakaran ini menyebutkan, mungkin-mungkin saja hal itu disebabkan terjadinya korsleting listrik, karena akibat kurangnya perawatan terhadap kabel-kabel listrik yang ada. Menurutnya, serharusnya perawatan terhadap listrik di tempat tersebut dilakukan lima tahun sekali. Menyinggung penyebab kebakaran oleh faktor kesengajaan, guru besar Fakulas MIPA USU ini menyebutkan, jika adanya faktor kesengajaan akan diketahui dari aroma yang timbul dari sisa kebakaran, seperti misalnya bila dituang minyak bensin atau minyak tanah akan diketahui aroma yang dibawa oleh gas yang berterbangan di sekitar lokasi kebakaran. (m41)
Polisi Belum Tetapkan Tersangka MEDAN (Waspada): Kepolisian sampai kemarin belum ada menetapkan seorang pun menjadi tersangka dalam peristiwa kebakaran Pasar Sukaramai, Minggu (17/10). Kapolsekta Medan Area AKP Aries SN mengatakan, pihaknya baru memeriksa lima orang saksi, yakni tiga penjaga malam dan dua lagi pegawai PD Pasar Sukaramai. “Lima orang saksi sudah diperiksa dan tersangkanya belum ada. Namun, motif yang jelasnya kami masih menunggu hasil penyelidikan dari Laboratorium Forensik,” katanya kepada Waspada terkait perkembangan hasil penyelidikan pasca terbakarnya Pasar Sukaramai, Jumat (22/10). Disebutkannya, kelima saksi yang telah diperiksa masing-masing Alexander Ginting, 30, Zainal, 35, Irawadi, 50, ketiganya petugas jaga malam Pasar Sukaramai, serta Jusper Simarmata, 48, dan Ir Agus Syahputra, 33, keduanya pegawai PD Pasar Sukaramai. Kelima saksi sama-sama menyebutkan asal api karena korsleting listrik akibat trafo listrik meledak disambar petir. Akibatnya, percikan api menyambar kabel listrik di kios lantai I hingga menjalar ke toko sepatu yang berada
di bagian depannya. Menurut Aries, hasil penyelidikan sementara asal api diduga dari korsleting dan membakar toko sepatu milik Iwan. Kemudian, dari toko tersebut api terus menjalar ke kios-kios sekitarnya di lantai II dan III. Pengamatan Waspada, sampai saat ini motif terbakarnya Pasar Sukaramai di Jalan AR Hakim Medan, belum dapat dipastikan dan masih simpang siur. Terbakar atau diduga dibakar atau ada unsur kesengajaan lainnya. Sumber api yang disebut berawal dari ledakan trafo listrik akibat disambar petir ternyata masih membutuhkan penelitian lebih lanjut, sebab bila terjadi hubungan arus pendek, api tidak langsung menyambar ke arus lainnya hingga ke lantai II dan III. Alasan korsleting yang acap menjadi biang keladi penyebab kebakaran tersebut merupakan alasan klasik. Sementara dugaan petugas Labfor Poldasu, api berasal dari bagianbelakang gedung di lantai I bagian utara, namun Labfor belum bisa menyimpulkan penyebab kebakaran, apakah termantik akibat korsleting sambungan listrik karena petir atau ada unsur kesengajaan. (Waspada, 22/10). (cat)
Opini
A6
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
Mengenal Disleksia Dan Mengatasinya mahal.” Namun akhirnya saya mengalah asalkan nilai rapor dia bagus. Kemudian dia setuju. “Kalau kamu nilainya bagus maka Bunda belikan Blackberry. Sudah selesai ya?” Tapi jawab dia, ”Belum.” Ternyataperjanjiantersebutharuskitabuat secara tertulis. Padahal waktu itu dia belum bisa membaca, tapi dia perlu ‘kontrak’ rupanya.
TAJUK RENCANA
Harga Emas Melonjak Luar Biasa
K
enaikan harga emas sepanjang bulan ini seperti sudah diprediksi. Jika di 2009 harga emas sepanjang tahun mengalami kenaikan hingga 30 persen, saat ini prediksi itu pun pasti akan terjadi. Harga emas sekarang sudah dipasarkan di level 1.300 dolar AS per ounce. Sementara di pasar lokal harganya sudah mendekati Rp400 ribu per gram. Sebentar lagi harga emas itu pun diprediksi akan menembus batas psikologis. Tidak ada yang bisa memprediksi kemana harga emas akan berlabuh. Namun di pasar internasional 1.300 dolar AS per ounce adalah level psikologis. Sementara di dalam negeri tentu saja di kisaran Rp400 ribu. Bahkan pedagang sudah memprediksi harga emas akan terus meningkat melampaui batasan itu. Dilihat dari trend kenaikan sepanjang tahun 2009 ini, sangat besar kemungkinan harga emas 24 karat akan tembus di level 400 ribu rupiah per gram. Di November 2009 harga emas 24 karat diperdagangkan Rp382.000 per gram (emas dengan sertifikat ANTAM ). Naik sekitar Rp20 ribu dibanding dengan harga Oktober 2009. Dulunya prediksi analis adalah kalau Desember 2009 naik maka bulan Januari 2010 bisa dipastikan tembus di kisaran Rp400 ribu rupiah per gram Bahkan harga emas akan menyentuh level Rp1 juta per gram pada 2015 bisa terjadi. Kalau seorang pemilik punya emas 200 gram saja maka 2015 bisa memiliki Rp200 juta rupiah. Daya beli emas memang terbukti stabil lebih dari 1.400 tahun. Para praktisi pasar biasa menggunakan statistik dan analisanya untuk berusaha memahami apa yang sedang terjadi dan melihat kemungkinannya apa yang akan terjadi kedepan. Para pelaku yang competent dibidangnya tersebut – tidak selalu benar – tetapi biasanya cukup akurat analisanya. Pediksi dari James Turk – konsultant emas dari Gold Anti Trust Action ComIntisari mittee (GATA), menguatkan prediksi sebelumnya bahwa harga emas dunia akan berkisar antara 1.200 –1.400 dolar Jika ini terjadi yakinlah AS sampai akhir tahun ini. tidak akan ada investasi Dengan asumsi rupiah berada pada sektor lain yang bisa metingkat Rp9.500 per dolar AS maka kisaran harga emas di Indonesia akhir ngurangi persentase tersetahun akan berada antara Rp366.500 but. Termasuk deposito, s/d Rp 427.500 atau dalam dinar antara saham, maupun ORI milik Rp1,56 juta s/d Rp1,82 juta. pemerintah. Dewan Emas Dunia – Word Gold Council memprediksi harga emas tahun depan malah mencapai 2.000 dolar AS. Dengan asumsi nilai rupiah yang sama, maka ini berarti harga emas di Indonesia tahun depan akan berada di kisaran harga Rp600 ribu dan Dinar berada di kisaran harga Rp2,6 juta. Investor yang berinvestasi emas akan memilih emas batangan. Emas batangan dianggap sah bila kemurniannya mencapai 22-24 karat. Di Indonesia, emas batangan bisa dibeli di PT Aneka Tambang Tbk divisi Logam Mulia maupun di Perum Pegadaian. Emas batangan terdiri dari bermacam ukuran, mulai dari 25 gram, 50 gram, 100 gram, dan 1 kilogram. Emas dalam bentuk ini sangat cocok untuk sarana investasi. Di mana pun kapan pun kita ingin menjualnya, nilainya tetap mengikuti standar international. Sementara emas simpanan, tentu menyimpan emas fisik di rumah karena risiko pencurian. Karena alasan ini, emas bisa disimpan di safety box di bank maupun yang lain. Ada juga sebenarnya reksa dana emas merupakan cara lain untuk berinvestasi di logam mulia ini. Tak perlu memegang fisik emas, tapi bisa mengambil manfaatnya. Reksa dana emas biasanya tidak hanya ditanamkan pada perdagangan emas fisik, tetapi juga melibatkan transaksi saham perusahaan tambang emas. Bahkan analisis yang sudah diprediksi 2003 adalah 10-12 tahun mendatang harga emas akan mencapai 8.000 dolar AS per troy ounce. Harga itu diperkirakan akan terjadi pada 2013-2015 sehingga bila pada 2007 seseorang menginvestasikan Rp200 juta untuk emas, maka pada 2013-2015 kelak dia akan memiliki emas senilai Rp 2,2 miliar. Dengan kata lain meraup untung dari kenaikan harga yang mencapai 1.112 persen. Jika ini terjadi yakinlah tidak akan ada investasi sektor lain yang bisa mengurangi persentase tersebut. Termasuk deposito, saham, maupun ORI milik pemerintah.*
Hubungi kami KANTOR PUSAT Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025, Faks Tata Usaha: (061) 4531010. E-mail Redaksi: redaksi@waspadamedan.com KANTOR PERWAKILAN Bumi Warta Jaya Jalan Kebon Sirih Timur Dalam No. 3 Jakarta 10340 Tel: (021) 31922216, Faks: (021) 3140817. Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C Banda Aceh 23122 Tel & Faks: (0651) 22385 Jalan Iskandar Muda No. 65 Lhokseumawe Tel: (0645) 42109 Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412
Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada Komisaris Utama: Tribuana Said Direktur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM SIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988 Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002 Percetakan: PT Prakarsa Abadi Press Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 6612681 Isi di luar tanggung jawab percetakan Harga iklan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 11.000,-, berwarna Rp. 30.000,Halaman depan hitam-putih Rp. 33.000,Halaman depan berwarna Rp. 90.000,Ukuran kolom: 40,5 mm E-mail Iklan: iklan@waspadamedan.com
Salam Perspektif Baru, Tamu kita adalah Ibu Riyani T. Bondan yang saat ini bekerja di Bank Mandiri sebagai Executive Vice President, Coordinator Internal Audit. Di balik pekerjaan yang sangat penting bagi masyarakat ini, dia juga menjalankan pekerjaan yang sangat penting di bidang kesehatan dan pertumbuhan anak-anak yaitu memimpin Asosiasi Disleksia Indonesia. Riyani menjelaskan disleksia merupakan salah satu bentuk kesulitan belajar yang spesifik yaitu kesulitan dalam belajar membaca di antaranya mengenali huruf, mengeja dan merangkaikan huruf menjadi kata. Anak disleksia sering sangat tidak dikenali sehingga dianggap pemalas, pembangkang, bodoh, padahal sebetulnya bukan itu. Disleksia adalah gangguan neourologis yang sifatnya genetis.Jadi kondisi ini menetap.Disleksia tidak bisa diobati tetapi bisa diintervensi sehingga anak bisa mengatasi masalahnya. Menurut Riyani, dalam menangani disleksia semua pihak harus terlibat supaya anak-anak kita melalui bakat dan prestasinya bisa tampil menjadi orang besar. Tidak hanya orang tuanya, tapi para ahli, dokter, psikolog, terapis, juga sekolah dan pemerintah. Sampai ke pemerintah karena anak disleksia memiliki masalah dengan membaca. Jadi kalau dia ulangan atau ujian dengan materi ujian sama dengan anak lain yang spasinya mepet, maka dia akan bingung. Dia tidak bisa membacanya. Paling tidak, cara menyajikan ujiannya harus ada penyesuaian. Berikut wawancara Wimar Witoelar (WW) dengan Riyani T. Bondan (RTB).Wawancara lengkap dan foto narasumber dapat pula dilihat pada situs http://www.perspektifbaru.com. Lewat situs tersebut Anda dapat memberikan komentar dan usulan. WW: Apa itu disleksia? RTB: Disleksia merupakan salah satu bentuk kesulitan belajar yang spesifik. Kesulitan belajar banyak, tetapi disleksia itu spesifik yaitu keluhan dalam belajar membaca di antaranya mengenali huruf, mengejadanmerangkaikanhurufmenjadi kata. WW: Semua bertalian dengan medium tertulis.Jadi kalau dia belajar secara lisan tidak ada masalah, betulkah? RTB: Betul, malah dia senang. Anak saya yang mengalami disleksia pernah bertanya,“Bunda senang ya karena melakukantesfitandproperberupawawancara, kalau saya tertulis.” Jadi tes tertulis menjadi nightmare (mimpi buruk) bagi dia. Anakanak disleksia memiliki IQ rata-rata atau di atas rata-rata. Kalau di bawah rata-rata bukan disleksia. Anak disleksia sering dianggap sama seperti yang lain, padahal sebetulnya mereka termasuk yang pintar, kalau kita benar menanganinya. WW: Apa yang menyebabkan disleksia? RTB: Ini adalah gangguan neourologis yang sifatnya genetis. Jadi kondisi ini menetap. Disleksia tidak bisa diobati tetapi bisa diintervensi sehingga anak bisa mengatasi masalahnya. Contohnya, dia tidak bisa membaca lalu dibacakan, paling seperti itu. Bagi orang yang tidak paham dia bisa dikatakan pemalas, bodoh, keras kepaladansebagainya.Jadijustruseringkali kita harus mengatasi masalah psikologisnya sebelum kita ke masalah disleksianya. WW:Ibumenjumpaipadaanakyang seperti itu,apa ada pengalaman atau ciri bahwa dengan pengalaman itu dia bisa kuat? RTB: Sebenarnya ada banyak contoh orang besar seperti Lee KuanYew, mantan Perdana Menteri Singapura, kemudian Tom Cruise, aktor asal Amerika Serikat. Kini Tom Cruise bisa membaca skenario film yang sedemikian kompleks padahal tadinya dia tidak bisa membaca. WW:Tadidikatakantidakbisadisembuhkan,lalubagaimanabentukintervensinya? RTB: Jadi, dia akan dilatih sehingga bisa mengenali huruf dengan benar. WW:Saya pernah mendengar metode bacanya beda seperti speed reading, membaca lima halaman dalam satu menit. Itu bukan membaca satu per satu huruf tetapi di-scan secara keseluruhan, benarkah? RTB: Benar, seperti halnya pelukis terkenalVan Gogh. Kalau dikenali bakatnya, dia akan menjadi anak-anak yang berprestasi. Contohnya, anak saya kalau bermain sepak bola di sekolah dasar (SD) biasa selalu menjadi pemain cadangan, tetapisekarangdiasenangsekalimainbola. WW: Kapan disleksia bisa ketahuan? RTB: Sebetulnya anak-anak disleksia ini sudah kelihatan dari kecil. Misalnya, bentukbendayang kanandankiriterbalik, padahal dia seharusnya sudah tahu di usianya tersebut. Kemudian dia sering jatuh. Dia tidak paham tentang konsep waktu. Jadi, waktunya sudah mepet pun tidak bisa diburu-buru. Bagi dia, 20 menit dengan dua menit itu sama. Misalnya, saat
ulangan dikatakan waktu pengerjaan tinggal 20 menit lagi maka dia langsung meletakan pensilnya. Anak saya dari TK sudah terlihat hal tersebut. Kita mencari ahlinya. Awalnya, kita ke psikolog tetapi yang dikatakan hanya ada masalah sensor integrasi. Sayangnya, ahli kita di bidang ini sangat terbatas. Anak saya ditangani oleh ahlinya yang benar baru saat kelas IV SD. Jadi masa emasnya dariTK sampai kelas IV SD tidak bisa dimanfaatkan. Bahkan anak saya sudah terkena pada kepercayaan dirinya. WW: Bagaimana penanganannya kalau sudah kena kepada kepercayaan diri? RTB: Sewaktu pertama kali saya konsultasi dengan kepala sekolah. Kepala sekolah memiliki simpati tetapi tidak memiliki keahlian. Kemudian guru sekolahnya juga memiliki simpati tetapi tidak memiliki keahlian. Untung akhirnya saya mendapatkan informasi agar anak saya periksa ke Dokter Purboyo. Dia spesialis anak dengan sub spesialisnya neurolog dan pertumbuhan anak.Yang saya suka dari Dr. Purboyo adalah dia bekerja secara tim.Jadisaatmelakukanevaluasiterhadap anak saya, dia mengajak psikolog dan terapisnya. Kalau orang Indonesia biasanya dari dokter yang satu ke dokter yang lain hanya direferensi, kita diinformasikan dan orang awam disuruh mencari sendiri. Saya sampai pindah ke Bandung karena dokter tersebut hanya tugas di Santosa Hospital, Bandung, Jawa Barat. Akhirnya, Dr. Purboyo mengatakan kalau saya harus mencari sekolah khusus, dan Dr. Purboyo datang berkunjung ke sekolah tersebut. Bayangkanadadokteryangmeluangkan waktunya untuk mengecek sekolah yang tepat untuk anak saya dan dia membawa juga dokter lain dan psikolognya. Akhirnya, saya mendapatkan SD Pantara diJakartauntuksekolahanaksaya.Sekolah ini dikelola oleh sebuah yayasan yang diketuai Ibu Umar Wirahadikusumah. WW: Saya kira kita patut memberikan penghargaan kepada yang berhak mendapatkannya seperti Dr. Purboyo dan rekan-rekan karena sangat sedikit orang yangmengetahuiorangyangtelahbekerja baik. Sebaliknya, kalau ada orang yang tidak bekerja dengan baik maka langsung ketahuan. Jadi, sampai berapa lama anak ibu berada dalam observasi? TB: Sampai sekarang masih. Kalau dulu seminggu dua kali. Kalau sekarang dengan bersekolah di Jakarta, maka hanya setiap Sabtu pagi berangkat ke Bandung untuk terapi. WW: Apa bentuk terapi yang dilakukan? RTB: Ada dua hal. Pertama, kemampuan membaca dan menulis. Kedua, tingkah laku anak tersebut. Anak disleksia termasuk anak yang sulit memahami orang lain. Jadi dia kalau diajak berbicara tidak paham. Jadi kalau mereka menjadi suami istri maka bisa bertengkar terus. WW: Jadi itu bukan egosentris atau lainnya tetapi memang karena kesulitan? RTB:Karenatidakpaham.Contohnya, anaksayamengatakan,“Bundaakuminta dibelikan Blackberry.” Lalu saya jawab, “Blackberry itu hanya untuk orang yang sudah berpenghasilan sendiri karena
WW: Apakah itu karena dia tidak yakin? RTB: Itu karena dia ingin ada kesepakatan secara visualisasi. Akhirnya, tibatiba dia menggambar Blackberry lalu dimasukkan ke dompet saya supaya tidak lupa.Jadiyangditerapibukanhanyabelajar mengeja, menulis lagi, tapi juga termasuk contact to other person dan teamwork. WW:Apakahsudahada feedbackdari pergaulan dia yang menunjukkan itu menimbulkan persoalan? Apakah kondisinyadiketahuiolehteman-temannya? RTB: Dia tentunya dikucilkan dari teman-teman. Misalnya, saat tim band bermain musik, anak saya selalu dimasukkan di bangku cadangan terus, tidak pernah ke luar bangku cadangan. Tetapi sekarang sejak di SD Pantara serta ditangani Dr. Purboyo, anak saya sering diajak ke acara-acara termasuk sewaktu Ibu Umar Wirahadikusuma berulang tahun di gedung ManggalaWanabhakti. Mereka sangat bangga sekali bisa tampil dan bernyanyi di gedung yang megah, belum lagi di hotel-hotel dan mal-mal. WW: Apakah dia memang senang musik? RTB: Sebetulnya itu salah satu cara untuk melihat apa bakatnya dan di mana kekuatannya. Jadi memang kita harus mencari kekuatan dia. Saat ini yang menjadi passion kami dari asosiasi adalah ternyata ahlinya tidak banyak. Jadi saya ingin memiliki database di seluruh Indonesia mengenai ada di mana saja ahli untuk menangani disleksia. Kami memiliki website www.asosiasi-disleksiaindonesia.org yang memuatnya. WW: Saya melihat kerja Anda sangat passionate, sangat keras, tapi terus terang saja hal itu baru akan efektif apabila masyarakat secara luas ikut menanganinya.Saya kira maksud Anda tersebut menimbulkan“virus”keprihatinan. Apakah organisasi lain atau pemerintah sudah ada perhatian khusus? Sejauh mana perhatian Menteri Pendidikan Nasional, yang tentu bertanggung jawab untuk mengkoordinasikan pertumbuhan anak bersama Menteri Kesehatan serta Bappenas, terhadap disleksia ini? RTB: Dalam penanganan disleksia memang semua pihak harus terlibat supaya anak-anak kita melalui bakat dan prestasinya bisa tampil menjadi orang besar. Tidak hanya orang tuanya, tapi para ahli, dokter, psikolog, terapis, juga sekolah dan pemerintah. Sampai ke pemerintah karena anak disleksia memiliki masalah dengan membaca. Jadi kalau dia ulangan atau ujian dengan materi ujian yang sama dengan anak lain, misalnya yang spasinya mepet, maka dia akan bingung, karena dia tidak bisa membacanya. Paling tidak cara menyajikan ujiannya harus ada penyesuaian. Kedua, masalah pemberian waktu. Ini bukan masalah anak itu tidak bisa, tetapi dia perlu waktu yang pas. Jadi waktu ujian untuk anak disleksia tidak bisa disamakan dengan anak yang normal. Padahal konsep pendidikan kita sekarang adalah inklusif. Jadi anak-anak yang berkebutuhan khusus baik yang spesifik maupun yang tidak spesifik dimasukkan ke sekolah yang biasa. WW: Apakah dia tidak dikucilkan? RTB: Sebenarnya konsepnya baik, tetapi masalahnya infrastrukturnya tidak tersedia. Pertama, gurunya tidak paham dan fasilitasnya juga tidak ada. Ada anakanak yang pada waktu tertentu harus dikeluarkan dari kelas agar dia mendapatkan porsi yang pas untuk dia. Kedua, guru-gurunya sendiri sekarang untuk satu kelas sudah memiliki 40 siswa, lalu bagaimana dia bisa memberi perhatian khusus jika ditambah dengan anak yang perlu perhatian. Jadi menurut saya ini akhirnya tidak ke mana-mana karena guru-gurunya mengajar untuk yang mainstreamnya kedodoran, untuk yang inklusifnya berantakan. Kami sebenarnya dari asosiasi sempat diundang oleh UNESCO yang berpusat di Perancis. Waktu itu mereka mengadakan Forum Disleksia yang pertama. Kita dibantu oleh Prof. Arief Rahman Hakim yang menjadi Ketua Harian Komisi Nasional Indonesia untuk UNESCO. Jadi kita pergi ke Perancis dan akhirnya di sana kita bisa mendapatkan materi online untuk guru-guru belajar. Sekarang kami perlu dana untuk menterjemahkannya agar guru-guru di daerah-daerah yang belum ada internetnya bisa kita sajikan dalam bentuk bacaan. Ini semua benar-benar perlu dukungan semua pihak.
WW: Asosiasi Disleksia Indonesia didirikan sejak 2009.Kapan Anda mulai menjadi Ketua Umum? RTB: Sejak pertama kali didirikan pada Desember 2009, saya didaulat oleh teman-teman untuk menjadi Ketua Umum. WW: Saya rasa masyarakat banyak yang ingin membantu juga. Apa kirakira yang bisa diberikan kepada masyarakat untuk membantu usaha ini? RTB: Yang jelas kami berharap di masing-masing daerah membangun komunitas disleksia untuk menumbuhkan kesadaran terhadap yang kita bangun. Misalnya, saya berharap dalam waktu dekat kita bisa membuat seminar edukasi untuk dokter, perawat, dan psikolog sehingga kita memiliki komunitas yang memang mempunyai atensi. WW: Apakah itu maksudnya dokter, psikolog sekalipun masih perlu upgrade pengetahuannya mengenai disleksia? RTB: Sangat perlu karena sebagai contoh saya pribadi tidak punya informasi apakah ada dokter di Jakarta yang mendalami tentang disleksia sehingga akhirnya saya harus pergi ke Bandung, Jawa Barat. Saya ingin layanan disleksia seperti yang di Bandung juga dimiliki kota-kota lain karena mereka memiliki assessment, intervensi dini, dan sekolah yang terintegrasi di dalam jaringan Dr. Purboyo. WW: Sekadar ingin tahu karena ini dikatakan genetik atau turunan. Apakah disleksia pernah ada di kalangan anggota keluarga Anda sebelumnya? RTB: Setelah saya melihat tampaknya memang ada. Contohnya, anak adik ipar saya baru bisa berkata-kata bahkan bicara di usia tiga tahun. WW: Jadi itu menjadi suatu peringatan bagi ibu-ibu muda atau yang belum menikah atau belum punya suami agar mengetahui latar belakang keluarganya. Jadi saat nanti punya anak bisa mendeteksi disleksia lebih dini. Apakah rekan Anda di asosiasi datang dari kalangan tertentu seperti urban, rural, status sosial tinggi-rendah? RTB: Lengkap semua ada. Bahkan ada yang dari Kalimantan. Saya bersyukur media seperti Perspektif Baru bisa menjangkau mereka. Jadi saat mereka masuk ke situs kami maka kami bisa memberikan informasi tentang apa yang terjadi.Yang menjadi persoalan adalah mereka harus pergi ke Bandung, Jawa Barat untuk terapi. Kalau semua orang ke Dr. Purboyo tentu tidak mungkin. Jadi kita sangat berharap di setiap daerah ada komunitas para ahli mulai guru, kepala sekolah, termasuk yayasan yang memiliki sekolah.Yayasan yang memiliki sekolah bisa menjadi salah satupersoal-ankalaudiamencegahmuridmurid berkebutuhan khusus untuk diterima di sekolahnya. Belum lagi Dinas Pendidikan daerah yang juga harus punya program-program jelas untuk anak disleksia.Mungkinuntukanakyangmemiliki masalah fisik bisa kita kenali dari awal dan kita dapat mengarahkannya. Namun anak disleksia sangat tidak dikenali, dia hanya dianggap pemalas, pembangkang, bodoh, padahal sebetulnya bukan itu. Dia hanya bingung sendiri dengan dirinya.***
Pengumuman Redaksi menerima kiriman karya tulis berupa artikel/opini, surat pembaca. Kirim ke alamat redaksi dengan tujuan ‘Redaktur Opini Waspada’ dengan dilengkapi CD atau melalui email: opiniwaspada@yahoo. com. Panjang artikel 5.000-10.000 karakter dengan dilengkapi biodata penulis dan kartu pengenal (KTP). Naskah yang dikirim menjadi milik Waspada dan isi tulisan menjadi tanggungjawab penulis.
SUDUT BATUAH * Gubsu nilai kinerja SKPD belum maksimal - Tanya kenapa? * Pengurusan KTP di Medan masih sulit - Konon lagi pakai chip! * DPRD-Pemprovsu perhatikan masyarakat miskin - Jangan cuma umbar kata-kata lah!
oel
D Wak
WASPADA
Dewan Redaksi: H. Prabudi Said, H. Teruna Jasa Said, H. Azwir Thahir, H. Sofyan Harahap, H. Akmal Ali Zaini, H. Muhammad Joni, Edward Thahir, M. Zeini Zen, Hendra DS. Redaktur Berita: H. Akmal Ali Zaini. Redaktur Kota: Edward Thahir. Redaktur Sumatera Utara: M. Zeini Zen. Redaktur Aceh: Rizaldi Anwar. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara & Features: Gito Agus Pramono. Plt. Redaktur Opini: Dedi Sahputra. Redaktur Ekonomi: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Olahraga: Johnny Ramadhan Silalahi. Redaktur Minggu/Humas: Hendra DS, Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat. Asisten Redaktur: Rudi Faliskan (Berita) Zulkifli Harahap, Muhammad Thariq (Kota Medan), Feirizal Purba, H. Halim Hasan, Diurna Wantana (Sumatera Utara), T. Donny Paridi (Aceh), Armansyah Thahir (Aceh, Otomotif), Austin Antariksa (Olahraga, Kreasi), Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata), Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi), T. Junaidi (Hiburan), Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zein (Remaja), Anum Purba (Keluarga)), Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan). Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Iklan: Hj. Hilda Mulina, Rumondang Siagian (Medan), Lulu (Jakarta). Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamsir (Sumut), Aji Wahyudi (NAD). Wartawan Kota Medan (Umum): H. Erwan Effendi, Muhammad Thariq, Zulkifli Harahap, David Swayana, Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Feirizal Purba, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Ayu Kesumaningtyas, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Surya Effendi, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Hasanul Hidayat, Aidi Yursal, Rustam Effendi. Wartawan Kota Medan (bidang khusus): H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Austin Antariksa, Dedi Riono (Olahraga), Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said (Foto), Armansyah Thahir (Otomotif), Dedek Juliadi, Hajrul Azhari, Syahrial Siregar, Khairil Umri (Koran Masuk Sekolah/KMS). Wartawan Jakarta: Hermanto, H. Ramadhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian W, Aji K. Wartawan Sumatera Utara: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung (Binjai), H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu (Deli Serdang), Eddi Gultom (Serdang Bedagai), H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim (Stabat), Chairil Rusli, Asri Rais (Pangkalan Brandan), Dickson Pelawi (Berastagi), Muhammad Idris, Abdul Khalik (Tebing Tinggi), Mulia Siregar, Edoard Sinaga (Pematang Siantar), Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait (Simalungun), Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan (Batubara), Nurkarim Nehe, Bustami Chie Pit, Sapriadi (Asahan), Rahmad Fansur Siregar (Tanjung Balai), Indra Muheri Simatupang (Aek Kanopan), H. Nazran Nazier, Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan (Rantau Prapat), Hasanuddin (Kota Pinang) Edison Samosir (Pangururan), Jimmy Sitinjak (Balige), Natar Manalu (Sidikalang), Arlius Tumanggor (Pakpak Bharat)Parlindungan Hutasoit, Marolop Panggabean (Tarutung), Zulfan Nasution, Alam Satriwal Tanjung (Sibolga/Tapanuli Tengah), H. Syarifuddin Nasution, Balyan Kadir Nasution, Mohot Lubis, Sukri Falah Harahap (Padang Sidimpuan), Sori Parlah Harahap (Gunung Tua), Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman (Sibuhuan), Iskandar Hasibuan, Munir Lubis (Panyabungan), Bothaniman Jaya Telaumbanua (Gunung Sitoli). Wartawan Aceh: H. Adnan NS, Aldin Nainggolan, Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Jaka Rasyid (Banda Aceh), Iskandarsyah (Aceh Besar), Bustami Saleh, M. Jakfar Ahmad, Jamali Sulaiman, Arafat Nur, M. Nasir Age, Fakhrurazi Araly, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun (Lhokseumawe), Muhammad Hanafiah (Kuala Simpang), H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, Agusni AH, H. Samsuar (Langsa), Musyawir (Lhoksukon), Muhammad H. Ishak (Idi), HAR Djuli, Amiruddin (Bireuen), Bahtiar Gayo, Irwandi (Takengon), Muhammad Riza, H. Rusli Ismail (Sigli), T. Zakaria Al-Bahri (Sabang), Khairul Boang Manalu (Subulussalam), Zamzamy Surya (Tapak Tuan), Ali Amran, Mahadi Pinem (Kutacane), Bustanuddin , Wintoni (Blangkejeren), Khairul Akhyar, Irham Hakim (Bener Meriah), Tarmizi Ripan, Mansurdin (Singkil), Muhammad Rapyan (Sinabang).
Semua wartawan Waspada dilengkapi dengan kartu pers. Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada oknum yang mengaku wartawan Waspada tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi
A7
WASPADA Sabtu, 23 Oktober 2010
Suhairi Pane,SIP
60 Persen Calhaj Labuhanbatu Andalkan Hasil Sawit
Lebih kurang 60 persen mereka dari hasil perkebunan sawit, kataWakil Bupati Labuhan Batu Suhairi Pane, S.IP menjawab wartawan saat melepas jamaah Kloter 10 asal Labuhan Batu di Embarkasi Polonia Medan, Jumat (22/10). Kata Suhairi, terbukti produksi Tandan Buah Segar (TBS) sawit meningkat dari tahun ke tahun di kabupaten itu, menyebabkan Calhaj Labuhanbatu
pada musim haji 2010 mencapai 620 jamaah, termasuk Labuhan Batu Utara dan Selatan.Bahkan minat jamaah untuk berangkat ke tanah suci meningkat dari tahun ke tahun. Seperti Calhaj lima tahun ke depan jamaah daftar tunggu (waiting list) mencapai 200 Calhaj lebih. “Tentunya yang berangkat, saya menginginkan agar dapat menjadi haji mabrur dan banyak manfaat sesama war-
ga masyarakat maupun terhadap dirinya setelah kembali ke tanah air. Namun kepada jamaah Labuhan Batu dia juga mengimbau dapat mendoakan Sumatera Utara dan Labuhan Batu khususnya agar berada dalam suasana kondusif, sehingga Pemkab bersama jajarannya dapat bekerja dengan baik. Sementara itu Sekretaris PPIH Sumut Drs H. Abd. Rahman Harahap, MA ketika dikonfirmasi membenarkan dari 8.330 jamaah dan petugas haji asal Sumatera Utara, 4.537 jamaah sudah tiba di tanah suci Jumat malam.Jamaah dan petugas yang segera berangkat ke tanah suci hingga 2 November 2010 berjumlah 3.793 jamaah lagi. Sebagian dari jamaah asal Sumatera Utara sejak Rabu (20/ 10), sudah bertolak dari Madi-
Manfaat Haji ...
adanya banyak manfaat dan beragam rezeki dalam kegiatan perhajian, dan juga ‘umrah. Para ahli tafsir telah memaparkan manfaat-manfaat haji dalam berbagai kitab mereka. SyekhWahbah al-Zuhaily dalam kitab tafsirnya Al-Tafsir al-Munir fi al-‘Aqidah wa al-Syari’ah wa al-Manhaj (17:192) memaparkan bahwa manfaat haji dapat dipilah kepada dua: manfaat keagamaan (manafi’ diniyyah) dan dan manfaat keduniaan (manafi’ dunyawiyah). Manfaat keagamaan terutama akan diterima nanti di akhirat, tetapi aspek ini juga sudah bisa dirasakan manfaatnya di dunia. Al-Zuhaily menguraikan bahwa manfaat keagamaan ini terutama dalam bentuk terwujudnya keridhaan dan bantuan Allah (an yahzhu bi ridhwan Allah) [17:195]. Rangkaian manasik haji, menurut al-Zuhaily, merupakan salah satu ekspressi ketakwaan dan keikhlasan demi Alah dalam dzikir – mengingat Tuhan, dan bersikap ikhlas hanya semata untuk-Nya. Masih banyak manfaat bagi mereka yang melaksanakan ibadah haji, Masih dalam ling-
kup diniyyah disebutkan bahwa ibadah haji berguna untuk meningkatkan penguasaan terhadap hawa nafsu dan juga dikatakan bahwa haji pendorong meningkatnya kasih sayang dan kebaikan (bawa’its ‘ala al-rahmah wa al-ihsan). Di samping itu haji juga meningkatkan rasa dan kriteria keadilan, persamaan dan kesederajatan (almusawah) dan tolong-menolong (al-ta’awun). Dalam hal ini adalah menarik bagaimana al-Zuhaili mengingatkan kita bahwa ayat ini diawali dengan ajakan kepada seluruh umat manusia di manapun ia berada (adzdzin fi alnas), bukan terbatas pada umat Islam semata. Al-Zuhaili juga tidak lupa memaparkan bahwa hadirnya jutaan manusia mewakili umat Islam yang berada di negarabangsa di segala penjuru dunia dan ia menjulukinya al-muktamar al-akbar (17:200). Mengingat langkanya kesempatan yang ada dan telah hadirnya delegasi dari seluruh penjuru dunia saling bertemu, adalah suatu kerugian besar karena tidak memanfaatkan peluang besar ini untuk menyeleng-
MEDAN (Waspada) : Jamaah haji Labuhanbatu lebih banyak menabung untuk biaya pemberangkatan haji dari hasil panen sawit. Mereka bertahuntahun menyimpan uang hasil sawit dan akhirnya berangkat ke tanah suci. Disamping dari hasil sawit, jamaah calon haji (Calhaj) juga berasal dari petani sawah seperti hasil padi, kalangan BUMN, pengusaha bahkan kalangan pegawai negeri sipil (PNS).
suruhan atau larangan yang terdapat di dalam al-Qur’an ada yang menyebutkan langsung tujuan-manfaatnya secara eksplisit, ada yang menyinggungnya secara implicit, tetapi ada juga yang tidak mencantumkan tujuan-manfaatnya sama sekali. Jadi al-Qur’an menyatakan secara gamblang dan eksplisit bahwa ibadah haji ditujukan ‘li yasyhadu manafi’a lahum’ – agar mereka menyaksikan berbagai manfaat untuk mereka, di samping agar mereka menyebut nama Allah pada beberapa hari yang telah ditentukan atas rezeki yang Dia berikan kepada mereka. Kata manafi’ merupakan bentuk jamak dari kata benda manfaat. Ini berarti manfaat haji itu lebih dari satu, kegunaannya banyak. Kegunaan untuk siapa, lahum, untuk mereka yang memenuhi panggilan berhaji, dan tentunya juga untuk mereka yang bertempat tinggal di Mekkah, serta semua yang terlibat dalam aktivitas haji, termasuk jutaan yang kecipratan rezeki dari ibadah haji ini. Al-Qur’an memang dengan jelas memaparkan
Waspada/Abdullah Dadeh
PETUGAS haji Embarkasi Medan H.M. Yahya (kiri) memapah jamaah usia lanjut saat turun bus di Bandara Polonia Medan disaksikan Wakil Bupati Labuhan Batu Suhairi Pane (kanan). nah menuju Makkah, setelah melaksanakan sholat wajib 40
waktu yaitu sholat Arbain, kata Harahap. (m32/m36/h10)
garakan berbagai kegiatan seminar, lokakarya dan sejenisnya. Sedangkan manfaat keduniaan, ulama terkemuka guru besar Universitas Damaskus ini menyebutnya melimpahnya ternak dan meluasnya perdagangan (tijarat). Ini berarti bahwa melakukan kegiatan bisnis dan dagang (ittijar) dibolehkan, kalau tidak malah dianjurkan. Terkait dengan ini patut dicermati dan disikapi bahwa porsi keikutsertaan negara-negara Islam dan Muslim dalam perdagangan dunia masih kecil dan memprihatinkan. Sudah seyogianyalah negara-negara Islam membina persatuan dan membangun platform bersama, bukan saja di bidang politik dan hubungan internasional, tetapi bidang-bidang yang lebih riil, seperti bisnis, perdagangan, keuangan dan layanan antar negara dan antar perusahaan. Kitab tafsir ini juga menyebutkan manfaat pertemuan besar dan agung ini (ijtima’) dalam bentuk al-ta’aruf, agar para jamaah haji khususnya dan umat Islam untuk saling kenal mengenal dan mau tolong menolong satu sama lain. Inilah juga menjadi dasar, di samping juga,
dalil-dalil yang lain, bahwa, di samping melaksanakan ibadah haji, kegiatan bisnis dan perdagangan boleh, bahkan dianjurkan, untuk dilaksanakan. Ibadah haji jalan, dan bisnisnya juga beruntung. Larangan untuk berbisnis dan berdagang bagi jamaah haji Indonesia mungkin memiliki alasan tersendiri. Namun demikian, adalah penting sekali untuk para pengambil keputusan di bidang terkait di negeri ini untuk mempelajari dengan seksama peluang usaha dan kans bisnis. Adalah baiknya juga merintis ide bagaimana menjadikan Makkah atau Madinah atau daerah sekitarnya yang dapat didedikasikan untuk Expo Perdagangan Negara-negara Islam atau Pameran Produk Usaha Muslim, dan sejenisnya. Manfaat ibadah haji juga menjadi agak terbatas jika dikaitkan dengan ilmu pengetahuan dan pendidikan, dan berbagai bidang yang lain. Sudah masanya untuk memikirkan dan merencanakan secara baik upaya perluasan manfaat ibadah haji, bukan saja bagi para jamaah, tuan rumah, tetapi bagi umat Islam sedunia.
‘Pasukan Bersatu’ Vs Berhala Modern KINI momen ibadah haji yang paling mengesankan telah tiba, hari kesepuluh, saat para prajurit gabungan dari berabagi penjuru yang terlah bersatu di bawah panji tauhid berkumpul bagai aliran sungai besar menghadapi musuh bersama. Telah lama mereka diganggu dan digerogoti oleh musuh ini yang menyebabkan mereka gagal untuk bersatu. Telah lama mereka tertindas dan tak berdaya dan bahkan terasing karena berbagai cara yang digunakan oleh musuh-musuh umat manusia, politik pecah belah, kolonialaisme dan penindasan, arogansi, egoisme, otoritarisme, sinisme, kolonialisme, eksploitasi, pembuangan, atau istilah lain apa pun yang digunakan untuk memecah belah ummah. Pasukan bersatu telah menghabiskaan waktu malam mereka untuk mengumpul senjata dan berkomunikasi dengan Allah guna memperkuat keyakinan bahwa para pencinta Allah dan pasukan bersatu pasti akan menang berhadapan dengan musuh-musuh manusia. Ya..Rabb, sepertinya kita sedang berbicara tentang perang yang sesungguhnya. O..ya..inilah perangmu yang sesungguhnya. Sebab musuh seorang muslim ada dua, yang kasat mata dan yang laten. Semuanya direpresentasikan ketiga berhala ini. Meskipun Michael Wolf menyebut analisis perlawanan ini sebagai sesuatu yang cenderung mengacaukan, sebab menurutnya ibadah melontar jumrah, lebih sebagai gerakan olah raga setelah beberapa hari menjalankan ritual dan prosesi ibadah haji. (Michael Wolf, The Hajj: An American’s Pilgrimage to Mecca). Namun mengingat bahwa semangat untuk melakukan perlawanan merupakan aspek yang mulai terkikis dari hati umat ini, maka analisis dari perspektif perlawanan terhadap ibadah ‘melontar jumrah’ menjadi semakin urgent untuk dilakukan, terutama dalam kaitannya dengan betapa pentingnya kesatuan umat dalam menghadapi orang atau kelompok yang tidak menginginkan tegaknya kehidupan beragama di era global. Bergabunglah dengan pasukan gabungan, tentara tauhid untuk melawan berhala-berhala di tengah kehidupan modern. Meskipun engkau melempar tiga pilar jamârât, tetapi yang dikehendaki adalah engkau dapat melemparkan batu pada sejumlah persoalan ummah yang tak kunjung terajut, bahkan Engkau perlu melontar pada dirimu sendiri sendiri yang selama ini merupakan bagian dari problema persatuan umat. Salah satu musuhmu adalah setan yang selalu menjerumuskanmu. Setan itu seringkali laten tetapi memiliki senjata yang amat efektif untuk menghempaskanmu kepada perpecahan dan dasar nista, seringkali tanpa engkau sadari. Akan tetapi setan bisa juga menjadi kasat mata, ketika setan berbentuk manusia. Inilah berhala modern yang sedang engkau hadapi. Berhala dalam konteks yang terakhir ini bisa dalam bentuk keenggananmu untuk bersatu, kebiasaanmu memupuk perselisihana dengan saudara-saudaramu, pepecahan sesame bangsa, sataf dan ajudanmu yang memberikan laporan Asal Bapak Senang (ABS), tim suksesmu yang seslalu memisahkanmu dari ummah, pembisikmu yang membuatmu menjadi angker dan sulit ditemui umat, sekutu atau teman koalisimu, bahkan istri dan anak-anakmu, dan orang yang berjasa terhadapmu. Bahkan bisa agamawan yang eng-
kau dudukkan sebagai penasehatmu ternyata mengisolasimudariumat.SepertidisebutAliSyari’ati: “Di Mina tempat Ibrahim digoda oleh setan, berahala yang terakhir (Jumrat al-‘Aqabah) melambangkan khannâs. Khannâs adalah para pemimpin spiritual (ustadz atau agamawan) yang menjual agama demi memperoleh kekayaan, atau seorang saintis (ilmuwan) yang menjual pengetahuannya, atau seorang intelektual yang berkhianat. Al-Qur’an menyatakan perbuatan mereka paling merusak, memecah belah, menyesatkan, menciptakan diskriminasi di tengah masyarakat kollektif yang penuh kedamaian. (Ali Syari’ati, The Hajj). Keterjerumusanmu oleh setan digambarkan Allah dengan sangat tegas: “Demikianlah Kami jadikan bagi tiap-tiap nabi itu musuh-musuh yaitu syaitan-syaitan (dari jenis) manusia dan (dari jenis) jin, sebagian mereka membisikkan kepada seabagian yang lain perkataan-perkataan yang indah-indah untuk menipu (manusia). (Q.S.6/al-An’âm: 112). Sadarilah bahwa ketiga berhala yang ada di Mina itu melambangkan berhala-berhala yang memenjarakanmu. Bermula dari Adam yang meninggalkanduaanaknyaKabildanHabil.Habil adalah petani miskin yang dibunuh Kabil. Kabil tidak begitu jelas akhir hidupnya. Tapi yang pasti dialah melanjutkan keturunan Adam. Dengan demikian maka Adam digantikan oleh Kabil yang tak beriman, perampas, tamak, pembunuh dan menciderai fitrahnya untuk bersatu, dan anak yang tidak patut menjadi anak Bapaknya. Dalam masyarakat modern Kabil menyembunyikan wajahnya di balik politik, ekonomi, dan agama , dengan tetap mempertahankan kekuatan basisnya. Kabil menciptakan tiga kekuasaan utama yakni penindasan, kekayaan, dan kemunafikan, yang kemudian melahirkan despotisme (kesewenang-weanangan) dan eksploitasi. Ini bagai berhala yang berdiri kokoh dan mencengkram umat hingga mereka sulit bersatu menegakkan kebenaran dan harapan Tuhan. Sekarang persis berada di hadapanmu dan harus engkau hadapi. Ketiga berahala ini saling bekerja sama, dan biangnya adalah yang ketiga, yang disimbolkan dengan Jumtar al-‘aqabah. Lemparlah untuk pertama kali. Sebab jika dia lumpuh maka yang dua lagi tidak akan memiliki kekuatan. Jika biangnya telah engkau lumpuhkan, maka lemparlah secara berturut-turut dua yang pertama (jumrat al-ûlâ) dan yang kedua (jumrat wusthâ). Akan tetapi engkau akan gagal melawan berhala modern ini bila dalam bibir dan pidatopidatomu engkau sebut lawan tetapi dalam hati dan perangaimu berhala ini menjadi teman setiamu. Inilah yang diperingatkan Allah Swt.. (Q.S.al-Zukhruf:36; (Q.S. An-Nisâ’:38). Bergabunglahdenganpasukantentara,hadapi persatuan,hadapilahberhala-berhalamodernyang selalumendesakdaninginmelumpuhkankekuatanmu. Tetapi karena berhala itu juga telah merasuki dirimu,janganlupamengarahkanbatupadadirimu. Semua jama’ah haji adalah pasukan persatuyan di bawah panji-panji tauhid. Oleh karena itu jaga jangan sampai ada yang terluka oleh cara-caramu melakukanperlawanan.SebabMinaadalahsimbol, yang diabadikan dari pernyataaan Adam ketika diminta Jibril untuk menyampaikan permintaannya.Adammenyebutkan:“Ya..Allahmasukkanlah aku kesorga-Mu”. Wa Allâhu A’lamu bi- alShawâb.
Nama-nama Calon Jamaah Haji Kloter 14 Asal Medan, Karo, Taput/Humbahas Dan Tobasa, Masuk Asrama Haji, Selasa (26/10) Berangkat Rabu (27/10) Melalui Bandara Embarkasi Polonia Medan 01. Ali Rajab Caniago Bin Wahiddin Bin Wa, 02. Sainik Bin Basri Aman Bin Basri, 03. Sri Harningsih Syarif Binti H Ahmad S, 04. Endang Wijaya Makmun Binti MakmunWij, 05. Jamil Bin Thaib Damanik Bin Taib Dama, 06. Efnedy Arief. Drs Bin Arifin, 07. Dra.Gusneti Binti Nurzam Abas, 08. Iqbal Satria Bin Zulfan Efendi, 09. Abdul Rahim Bin Adnan, 10. Rasmi Binti Munir. 11. Ermaini Binti Pardjan, 12. Desi Khairunnisa Binti Drs. Syafii.Ak, 13. Defi Chairunisa Binti Drs.Syafii.Ak, 14. Deliar na.Dra Binti M.Yacub.H, 15. Drs.Syafii.Ak Bin Bustami, 16. Risman Thamrin,Drs Bin Abdul Malik, 17. Nirwana Binti Abdul Aziz Latif, 18. Dedy Hermansyah Bin Harmen, 19. Mahfuri Nasution Binti Abdul Kahar Na, 20. Murni A Binti H Arsyad. 21. Salman Adam Bin Alm H Adam, 22. Erman Bin Arif M.S, 23. Kemala Deni Binti Shaleh Nasution, 24. Nurdiana Br Situmorang Binti Bahrudin, 25. Lolita Binti Adlis, 26. Attry Adnan Bin Adnan, 27. Samsul Riza Se Bin Abdul Muthalib, 28. Kurnia Utami Binti Sudir, 29. Ahmad Tarmizi Bin Razali Untung, 30. Nuraini Binti Nuri. 31. Muharni, Ir Binti Bagindo Muri, H, 32. Erdiman, Ir Bin Syamsir Rasmi, 33. Martina Binti M.Rasid, 34. Arlely Lubis Binti Ahmad Wahab Lubis, 35. Efizal Binti Azwir, 36. Henny Atika Nasution Binti Burhanuddin, 37. Fauzi Se Bin H.Oskar, 38. Ali Basya Nasution, Sh Bin Dayat Nasu, 39. Fatimah Binti Baginda Soripada Simbol, 40. M.Safwan,Ir,Mm Bin Mahyudin Hasyim,H. 41. Cut Trihasmurni,Drg Binti Hasan Manya, 42. Septy Yantie, Se Binti Ahmad Syurkati, 43. Anis Hidayat Ma’ruf, Se Bin Pribadi, 44. Supiani Binti Sapar, 45. Eleanor Gm Pasaribu Binti Alm.Humisar, 46. Nilawati Binti Muchtar, 47. Yusni Binti Wardi, 48. Yarlisna Asman, Se Binti H.Rusli Taha, 49. Devi Asman, Se Bin H.Ibnu Abas, 50. M Anaz Bin Zaidun. 51. Chairul Umar Nasution Bin H.Amaluddin, 52. Suryani Murni Binti H.Harun, 53. Azizah Nasution Binti H.Amaluddin Nst, 54. Asnani Batubara Binti Sulaiman Batuba, 55. Putranur, Se Bin Nurian Hasan, 56. Suprianto Bin Yahmin, 57. Saimah Binti Pawiroharjo, 58. Mu-
risah Binti Legimin, 59. Raudah A.Ma.Pd Binti Maga Rangkuti, 60. Juriah Yohana Nasution Binti Abdul Wa. 61. Kasmawaty Binti Sd.Kabar, 62. Salmah.S Binti Nukman. S, 63. Gamal Fauzan Bin Agoesli, 64. R Syamsuddin Simargolang Bin Abdul La, 65. Asmadi Amri Bin Fachruddin, 66. Halimah Binti Ramli Kamun, 67. Rosmani Binti Lapau, 68. Bahar Bin Kamba, 69. Parlindungan Daulay Bin Marasaddin Da, 70. Hasanul Arifin Nasution Bin Ahmad Has. 71. Willaini Binti Syamsuddin Adrik, 72. Marsumi Guru Singa Binti Manggar, 73. Patimahni Binti Abdul Said, 74. Solihin L Bin Narwi Sujana, 75. Cholida Hasibuan Binti Barmawi Hasibu, 76. Mariati Binti Busro Legiman, 77. Sukarmi Br Pinem Binti Misdi, 78. Imas Rokomiati Binti R.E.Somari, 79. Sukirman Bin Sontodiwiryo, 80. Ikhsan Lubis Sh Spn Bin Drs H Thabran. 81. Ratna Sari Batubara Sh Spn Binti H Sy, 82. Nurul Hikmah Binti H.Zarkasi, Alm, 83. Firmansyah, Ir Bin Abd.Rozak Hasan, 84. Berlin Sebayang Bin L. Sebayang, 85. Zulkarnain Bin H Ahmad,Sh, 86. Ferry Hermita Binti Bustami, 87. Zulfisah Hanum Binti Abdu Rahman, 88. Munawarah, Sag Binti Zulkifli.Mr, 89. Fatimah Binti Jawi, 90. Abu Bakar Amin Bin Amin. 91. Nundun Binti Rahmat, 92. Nursiti Lubis Binti Biara, 93. Ummiati Rangkuti Binti Karimullah Ran, 94. Siti Amnah Binti Maraja Parlaungan, 95. Zainal Abidin Bin Amrun, 96. Asnir Hasyim Bin Hasyim, 97. Nurni Binti Damiris, 98. Hendra Hakim Bin Hakim Rahman, 99. Yenny Haryanti Binti Asnir Hasyim,100.HasniSpdBintiDamiris. 101. Salmi Binti Damiris, 102. Yessi Astuti Binti Asnir Hasyim, 103. Riky Kamandoko Bin Muhammad Syarif, 104. Muhammad SyarifY.P Bin Broto Kusumo, 105. Sahabat Bin Sapar, 106. Syafri Yusuf Bin Ali Umar, 107. Farida Binti Sutan Mantap, 108. Zainal Ardi Bin M.Zakir, 109. Rajusni Dhirma Binti Chaidir Anwar, 110. Chairuni Binti Ahmad. 111. Hanifah Binti Daud, 112. Darwizal Parlaungan Lubis,Sh Bin Darw, 113. Irnawati Binti Jamaan, 114. Asmaniarti Binti Jamaan, 115. Hartinah Binti Iman Suwongso, 116. Salmah Binti Simin, 117. Agus Sriyadi Bin Keman, 118. Herik Bin
Abdullah, 119. Edy Priyanto S.Si Bin Redjo, 120. Hardi Putra. Drs Bin Masran. 121. Herlina Tanjung Binti Syahruddin, 122. Fatimah Syam Binti Marahakim, 123. Hj Farida Hanum Lubis Binti Abdul Mal, 124. Dasmi Simatupang Binti Kombang Simatu, 125. Nurmaini Binti Sutan Uteh, 126. Dahniar Binti Mudani, 127. Roslila Binti Ridwan Batubara, 128. Nurhalimah Binti Lobe Bakar, 129. Derhanisah Pohan Binti Alamsyah Pohan, 130. Netty Br Pinem Binti M.Pinem. 131. Chinta Br Ginting Binti Tenah Ginting, 132. Julhetti Binti Buyung Ade, H, 133. Siti Akmar Binti Naansah, 134. Aminah Binti Buyung Adek, 135. Muhammad Darwis Lubis Bin M. Saleh Lu, 136. Rosmawati Nasution Binti Muslimin Nas, 137. Dra. Masdewani Nasution Binti H. Suta, 138. Masnilam Nasution Binti Robaah Nasuti, 139. Mariyam Binti Djamiun, 140. Halimah Hanum Nasution Binti Sutan En. 141. Irian Ningsih Binti Subardi, 142. Nurjannah Ba Binti Dtm Hasan Mas’ud, 143. Alimusa Maruhawa Bin Asali Maruhawa, 144. S M Yusuf Ritonga Bin Ulong Ritonga, 145. Sabir Bin Buyung, 146. Suardi Saleh Bin H. Mhd. Saleh, 147. Zalidar Mangunsong Bin Zulkifli Mangu, 148. Masganti Binti H. Syafi’i, 149. Arfah Binti H. Syafi’i, 150. Gadis Melani Rusli Binti H Dailami. 151. Shahirman Basyir Bin Basyiruddin, 152. Sarni Matondang Binti Mukman Matondan, 153. N.Utama Hasibuan Binti Malkana Hasibu, 154. Milah Binti Mahmud, 155. AhmadYani Bin Janmuhammad, 156. Minten Binti Amir Waslam, 157. Fahmi Mahyar Bin Mahyaruddin Salim, 158. T.Marzuki Latief Bin T. Abd. Latief, 159. Erlis Erawati S. Binti Safiuddin, 160. Dra Nurzaimah Binti M Zen. 161. T.M.Yusuf Ibrahim L,Se Bin Teuku Ibra, 162. Cut Nadiya Yunita, Se Binti Teuku Bur, 163. Andri Amora Bin Awaluddin Lubis, 164. T Zahrita Husny Binti T Zahary Husny , 165. Rusdi Gamal Bin Djaman Kasim, 166. Yetty Andriani Binti H. Martias Middi, 167. R. Heru Pradoyo Bin R. Sulistyono, 168. Ely Susanti Binti Drs.Martias Middin, 169. Zaharuddin Bin Baharuddin, 170. Drs.Delsy Syamsumar, Msp. Bin Drs.H.M.
171. Dra.Nurlela M.Hum Binti Madzrul, 172. Suhartini Binti Arifin, 173. M. Yusuf Yuliusanto Bin Paimun, 174. Nur Jumiati Binti Siem, 175. Martina Binti Raham, Alm, 176. Sumarni Binti H.Saliman, 177. Siti Rubiyah Binti Ahsanul Arifin, 178. Rosni Lubis Binti Rasyidin Lubis, 179. Nilawati Binti Tukiman, 180. Drs Datok Bondaharo Bin Togar. 181. Julianti Lubis Binti Mahmud Lubis, 182. Syahyunan Drs.Msi Bin Bustami, 183. Yelnawati Binti Syafri, 184. Siti Saodah Binti Abdul Gani, 185. Rasun Ir Bin Sanmeja, 186. Lisnidar Ir Binti M Djuli Hamid, 187. Indresnawati Binti M.Nur, 188. Darim Sudarman Bin Kaserin, 189. Syahrial. T. Bin Syahridam Yunus, 190. Jusmadi Pili Bin Darusa. 191. Azhari Bin Abi, 192. Muhammad Deden Rustaman Bin Muhammad, 193. Nurlela Tanjung Binti Luis, 194. Hasan Lebai Bin Abd Azis, 195. Asmah Binti Syahminan, 196. Sa’anim Binti Arsyad Dalimunthe, 197. Salamah Binti Awaluddin, 198. Nurhaida Rangkuti Binti Sutan Haris M, 199. Pardamean Siregar Bin Alm.Jamangamar, 200. Yusmaniar Binti Darwis. 201. Rahmawati Binti Poy Joyo, 202. Mariatun Binti Jahid Sopian, 203. Sunardi Bin Salimin Alm, 204. Makmur Bin Tua Raja Ritonga, 205. Sunarti Binti Ponisan (Alm), 206. Jumiem Binti Ngadiran, 207. Misnan Bin Jemadi Bin Jemadi, 208. Amriani Binti Suripno Alm, 209. Irmah Binti Arsyad Alam, 210. Rohanifah Binti Lasiman. 211. Sulasman Rido Sudarto Bin Pawiro Alm, 212. Sukinah Binti Karjo Pawiro, 213. Hasbullah Bin Ahmad Noneng, 214. Suripno Bin Sukro, 215. Juhrah S.Pd Binti Sulaiman, 216. Mahroni Binti Abdul Manan, 217. Masnah Binti Abd.Hamid, 218. Nazrun,Drs Bin Zainal Abidin, 219. Hasan Nasution Bin H.Abd. Wahab,Alm, 220. Nafsiah Lubis Binti Halim Lubis, Alm. 221. Zubaidah Binti Kamaluddin Lubis, 222. Hamidah Binti Mhd.Nasir, 223. Derhana Siregar Binti H.Batara Sirega, 224. Candra Wijaya Bin Jumiran Atmaja, 225. Musohur Bin M Yusuf, 226. Muhammad Syukur Bin Wagimin, 227. Jamal Nasir Husni Bin H.Husin Abdul A, 228. Yulianti Ramadhani Binti H.Tukiyat, 229. Zulkarnain Bin
M.Yakup, 230. Adla Binti Ja’par. 231. Jalaludin Bin Ja’par, 232. Muslah Binti Umar, 233. Rohana Binti Raden Supena, 234. Nurhayati Binti Amran Sitompul, 235. Nursaniah Binti T.Aritonang, 236. M.Khalid Drs Bin Abd Manan, 237. Nurfadhilah Ba Binti Abd Khalid Ks, 238. Ishak Silangit Bin Bachtiar Effendi, 239. Nazaruddin Lubis Bin Hasyim Lubis, 240. Alya Amila Fitrie,Dr Binti Muhammad R. 241. Mahfud,Se.Sst.Ak Bin Mulyono Syarif, 242. Kamaruddin, Se Bin Bachtiar, 243 Sunardjo Bin Karso Suyitn, 244 . Suryawati Binti SastroWiranu, 245. Rosdiana Binti Kimom, 246 . Deflaizar,S.Pd.I Bin Thahir, 247 . Jumidah Zahara Binti H.Sa’ban, 248 . Syamsiah Hanum, Sh Binti Ponijan, 249 . Erry Suhendra Bin M.Nasrin, 250 . Royten Sikumbang Bin Ahmad Dunur Tanj. 251 . Hj.Rosdiana Br.Maha Binti H.Tangsi Ma, 252 . Mikem Binti Wiryo Wiranu, 253. Zainab Zein Binti Muhammad Zein, 254. Siti Aisyah BintiWagino, 255. Yohani Binti Jalaluddin, Akm, 256. Yusniati Binti Baharuddin Hasan, 257. Rukiyah Binti Yunus, 258. Abdul Munir Bin Bagindo Bujang, 259. Dahminar Binti Kamin, 260. Tuminem Binti Suraji. 261. Karsiyah Binti Sunardi, 262. Warto Bin Tarlin, 263. Sudarno Bin Asmopawiro, 264. Rusningsih Binti Sopan, 265. Nurtini Binti Ridwan, 266. Herry Perkasa Bin Sudarno, 267. Siti Sundari Binti Karsikun, 268. Amran Bin Suripno, 269 . Arwaty Makidi Binti Makidi, 270. Sutino Supriadi Bin Wakiran. 271. Rini Yulianti Binti S. Mahyuddin, 272 . Aini Harahap Binti Alimun Harahap, 273. Abdullah Bin Syafii Salim, 274. Sri Hidayati Binti Yasak, 275. Suryani Mariani Binti Mariani Abdullah, 276. Maknali Siregar Bin Pirman Siregar, 277. Muhammad Zen St Malano Bin Rifai, 278. Baun Gultom Bin Otal Gultom, 279. Saipa Ritonga Binti Saridin Ritonga, 280. Syahrul Jalal, H.Ir.Mba Bin Jalaluddin. 281. Bukhari Bin Mahidin, 282. Nur Usnah Binti Azhar , 283. Sri Winarti Binti Bm.Nazir, 284. Rita Zahara Binti H. Burhanuddin, 285. Yulinar Binti Lutan, 286. Karsini Binti Suraji, 287. Rubinah Binti Budut, 288. Yakinem Binti Truno Karso, 289. Efti Ramadiyah Siagian Binti Gustaf E, 290. Nuraini Binti
Adnan. 291. Sjofyan Nurdin Bin Nurdin, 292. Suyatno Bin Sukarno, 293. Nurleli Binti Hasyim, 294. Musiah Binti Sukodimejo, 295. Mistijah Binti Sukarno, 296. Kardi Amir Bin Amir, 297. Syahrial Zainoen Bin Zainoen Oemar, 298. Musriani Binti Putu, 299. Nursiah Binti Abdul Manaf. H., 300. Sulistyowati Rahayu, Dra Binti Soetard. 301. Edi Syahputra.M. Pd, Drs Bin Usman, 302. Amron Lubis Bin Gahari Lubis, 303. Ottoman Bin Ahmad, 304. Hartati Binti Legimin Syahri, 305. Anny Hutabarat Binti Ismail Hutabarat, 306. Tugirun Bin Leman, 307. Irianto Bin Legimin Syahri, 308. Syafaruddin Hutagalung Bin Abdul Rani, 309. Erlindawaty Tarigan Binti Yusuf Tarig, 310. Hasnah Binti Hasan Bakri Jamal. 311. Ferrizal,.SE Bin Ali Amran, 312. Kumpulan Kacaribu.Drs Bin Psa.Kacarib, 313. Suwardy Tanjung Bin Sutan Sarin, 314. Azwardi,Ir Bin Ali Litar, H, 315. Ahmad Windhu Utama, Ir Bin Tukijan Pr, 316. Audia Junita Binti Abdul Rahmad, 317. Hj.Hafni Z Lubis Binti Abdul Latif Lu, 318. Nurhani Binti Polen, 319. Hasanuddin Bin A. Naning, 320. Sangkot Situmorang,Ir Bin Yahya Nasir. 321. Anwar Bin Munir, 322. Nasrun Ms.Drs Bin Abdul Mutholib Nasu, 323. Yusnaini Tambunan,Dra Binti H.Maratal, 324. Rousye Binti Bintang Masi , 325. Maratua Simanjuntak Dr Bin H Maddin S, 326. Sarman W. Drs. Bin Wagiyun, 327. Nuraina,Ba Binti H Nurdin, 328. Hasmayani Binti Husin Hasyim, 329. Syafiani Binti Zalubis, 330. Nelly Napitupulu Binti Justin Napitup. 331. Aida Aswita Batubara Binti Abdul Muth, 332. Salbiah Binti H.Ahmad Syafi’i, 333. Suramin Bin Cokrowikromo, 334 . Hemi Hadiwijaya Bin Kabul Mukti, 335 . Sofyan Effendy Nasution Bin Hasan Bas, 336. Gazali.P.Ritonga.Ba Bin Garang Ritong, 337. Irhamir Rahman Bin Rahmat Nst, 38. Zulkarnaen Ba Bin Mansyur Amin, 339. Syuryanti Drg Binti Syamsir Manan, 340. Mourent Miftahullaila Binti Zulkarnaen. 341. Nur Ainun Binti Mansyur Amin, 342. Supriantin Binti Karyoditomo, 343. Murniana Lubis Binti Muhammad Arif Lu, 344. Hoddy Simamora Bin Kariakhmad Simamor, 345. Ngadimin Bin Abdullah, 346. Lah-
muddin, Ir Bin Asmin Siregar, 347. Aidawati Hutasuhut Binti Tatang Sont, 348. Zulkarnain Rangkuti Bin Marzuki Rangk, 349. Sriana Salmah Binti Mahmud H, 350. Nuraida Binti Mahfil. 351. Drs.Adlin Nahar Sitorus Bin Maharuddi, 352. M. Yunus Bin Barjo, 353. Marfitri Binti Suyadi, 354. Hamidah Dalimunthe Binti Ahmad Duni D, 355. Julia Maulina.Dra Binti Imran.Ar.H, 356. Rezkiyah Binti Raja Atan, 357. Sumaini Binti Supono, 358. Jumiati Binti Aliasmo, 359. Dhafi Bin Muchtar Harun, 360 . Leny Coryta Binti Azhari Mursalim. 361. Zainal Arifin Panjaitan.Ir Bin H.Abd., 362. Gusnaini Hanum Butar Butar Binti Raja, 363. Tionalis Siregar Dra Binti A Samari S, 364. Samrah Spd Binti Muhammad Samin Rajim, 365. Fatimah Dalimunthe Binti Rahalim, 366. Mardas Ramaya Bin Ramaya, 36 . Amat Prajitno Bin Rejoyadi, 368. Basani Siregar Binti Maraluat Siregar, 369. Borkat Tambunan Bin Bgd.Uluan Tambuna, 370. Drs.Ilyas Halim Bin Halim. 371. Ady Prayetno Bin KliwonWiryo Pawiro, 372 . Gunung Bin Alimin, 373 . Paidjo.S Bin Nyak Ali, 374. Sri Mulyani Binti Sunyoto, 375. Sul Edy Bin Mad Raji, 376. Faujiah Ramud, S.Ag Binti Haddin Ramu, 377. Anisyah Binti Amilluddin, 378. Muhaji Bin Abu Mansyur, 379. Ngatirah Binti Gunung, 380. Herliza,Dra Binti Anwar Effendi Chatt. 381. Wiwi Sri Hartuti,Ir Binti Legimin Das, 382. Anjung Bin Natim, 383. Sumiati Binti Pawirorejo, 384. Sustina Sipayung Binti Gailan Sipayun, 385. Usmiardi Bin Bejo, 386. M.Saleh Bin M.Simin, 387. Mariatik Binti M.Yakub, 388. Nurhidayati Binti Abd Kahar, 389. Sahruddin Bin Syahida, 390. Ernawaty Rangkuti, Dra Binti H. Alinu. 391. Imam Basuki Bin Sudarsono, 392. Siti Fatimah Binti M Yunus, 393. Abu Bakar Hanafiah Bin Hanafiah Hamza, 394. Zainal Budjang, Ir Bin Budjang Rajo L, 395. Ramadhani Burhan Sh.M.Hum Binti Burha, 396. Tugiat.S Bin Samadi, 397. Jamila.S Binti A.Syofian, 398. Anizar Binti Kusmaji, 399. Ratna Dewi Binti Kusmaji, 400. Siti Maimunah Binti H Abdul Majid. 401. Sari Syafitri Binti Muhammad Syafii, 402 . Razmah Hasibuan Binti Muhammad Yusuf , 403 . Suwarno Bin Ngati-
man, 404. Sutrisno. Drs. Bin Tugiran, 405. Restu Hilwani Dra. Binti M.Bolot Hadi, 406. Muhammad Eka Heldi Bin M.Bolot Hadisa, 407 .M.Bolot Hadisa Bin Tukino, 408 . Halimah Binti Muhammad Kasman, 409 . Ernawati Binti Dt Muda Harun H, 410. Muji Purnama Binti Mujiono. 411. Sukirno Bin Kasyani, 412. Sumiani Binti Meskam, 413. Jamiah Binti Tumin, 414. Cici Mahruliana N Binti T. Mahlil, 415. Ali Hasmi Nasution Drs Bin Syaham Nas, 416. Gozali Matondang Bin Jabulu Matondang, 417. Baharuddin Ar. Bsc Bin Amat Rusdi, 418 . Nurliana Pain Binti Pain, 419. Halimatussa’diyah Binti Suman Lubis, 420. Chaizar An Ropiah Binti Suman Lubis. 421. Nurhalimah Harahap Binti Kali Musa Ha, 422 . Enneny Binti A.Asnawi, 423 . Pardi Bin Gimin, 424. Salima Hanum Binti Monsalim Nasution, 25. Hidup Br Sembiring Binti Abdullah, 426. Siti Rohani Binti M Yunus, 427. Hairiah Br Tarigan Binti H Khairullah, 428. Siti Aminah Br Tarigan Binti H Khairu, 429 .Ali Musa Tarigan Sh Bin H Khairullah, 430. Mustiara Br Bangun Binti Santar Bangu. 431. Jarudin Karo-Karo Bin Abdurrahman Kar , 432.Inganta Tarigan Bin Sabah Tarigan, 433. Usrek Nasiah Binti Marni, 434. Sugeng Martono Bin Supangat Hs, 435.H.Kamaruddin Sitepu Bin Muluk Sitepu, 436 . Hj. Dahlia Tanjung,Se Binti Zainuddin, 437. Siti Fatimah Br Sitepu Binti H Kamaru, 438. Sitti Aisyah Binti Zainuddin Aw, 439. Sumarno Bin Mardjo, 440. Sri Idawati Binti H Isman. 441. Ulih Depari Bin Morah Depari, 442. Maniah Binti Sahbandar, 443.Usaha Sebayang Bin Reh Sebayang, 444. Nurliani Siregar Binti Marasuaduon Si, 445. Nuraini Binti Alimuddin, 446. Muhammad Juni Bin Hakam, 447. Syafni Binti Sutan Sati, 448. Nurhayati Simamora Binti Mangasin Sim, 449. Dra. Bahraini Pasaribu Binti Bakrin P, 450. Mangaraja Panusunan Hsb Bin M Achir H. 451. Pintaomas Panjaitan Binti Nahum Panja, 452.Hadi Jayadi Marpaung Bin Bonar Marpau, 453. Syamsir Alam Rangkuti Drs Bin Rosip R, 454. Hartati Lubis Binti Mahmud Lubism 455. Aswan Nasution. Bin Hamzah Nasution H. (m32/m36/h10)
Nusantara
A8
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
Jaksa Agung Ancam Pecat Jaksa Kasus Gayus JAKARTA (Antara): Plt Jaksa Agung, Darmono, mengancam memecat jaksa yang terlibat dalam penggandaan rencana tuntutan (rentut) mantan pegawai Direktorat Jenderal Pajak, Gayus HP Tambunan. “Sanksi disiplin berat akan diberikan, berupa pemecatan,” katanya di Jakarta, Jumat (22/10). Kata Darmono, untuk un-sur pidananya akan diserahkan kepada polisi untuk menindaknya. Namun demikian, sebelum sanksi diterapkan, dia menunggu hasil kerja tim internal Kejagung yang tengah mengusut rentut tersebut. “Intinya, apapun hasil dari tim pengawasan yang akan melakukan itu, tentunya akan menjadi landasan kita untuk melakukan tindakan.” Dia mengatakan, Kejaksaan Agung menargetkan pemeriksaan kasus ganda rentut itu selesai akhir pekan depan. Kejagung melalui Jaksa Agung Muda
Pengawasan, membentuk tim menelusuri persoalan terkait rentut terha-dap mantan pegawai Dirjen Pajak Gayus HP Tambunan. Dalam persidangan terdak-wa kasus mafia pajak, Haposan Hutagalung dan Gayus HP Tambunan, diketahui mengan-tungi dua rentut untuk Gayus Tambunan, yakni Nomor R455 yang isinya mengancamnya dengan kurungan satu tahun dan Nomor R481 mengancam satu tahun kurungan dan satu tahun masa percobaan. Kedua surat itu ditandatangani Direktur Penuntutan Jaksa Agung Muda Pidana Umum yang saat itu dijabat Pohan Laspy, tertanggal 25 Februari 2010. Dari pengakuan Gayus, terungkap bahwa dia menyetorkan uang sebesar 50 ribu dolar AS dua kali ke Haposan Hutagalung guna memperingan hukuman terhadapnya dalam kasus penggelapan pajak.
Obama Tetap Ke Indonesia JAKARTA (Antara): Menteri Luar Negeri Indonesia, Marty Natalegawa, Jumat (22/10) memastikan bahwa Presiden Amerika Serikat, Barack Obama akan berkunjung ke Indonesia pada November 2010. “Tidak ada perubahan jadwal mengenai lawatan Obama ke Indonesia. Pemerintah AS masih merencanakan agenda itu pada November 2010,” ujar Marty. Menurutnya, pengunduran rencana Obama datang ke Indonesia karena jadwal kerja Obama yang padat. “Pada November pun, jadwal Obama masih harus disesuikan dengan rencana kunjungannya ke pertemuan G20 di Seoul dan pertemuan APEC di Yokohama, serta harus menyesuaikan juga dengan rencana Presiden Susilo Bambang Yudhoyono,” kata Marty. Dijelaskan, kunjungan tersebut juga amat penting bagi Indonesia dan AS demi keterbukaan hubungan kedua negara, kerjasama yang saling menguntungkan dan membangun kepercayaan
antar kedua negara secara lebih luas lagi. “Sejauh ini persiapan menyambut kedatangan Presiden Obama telah dilaksanakan dengan baik. Kunjungan tersebut tinggal menyesuaikan dengan jadwal Presiden Obama dan Presiden Yudhoyono,” ujarnya. Pada Maret 2010, Obama mengurungkan kunjungannya ke Indonesia akibat keluhan dari kalangan DPR AS asal Demokrat mengenai pemungutan suara soal layanan kesehatan yang dipercepat. Sementara pada Juni, Obama mengundurkan waktu kedatangan akibat tumpahan minyak di Teluk Meksiko. “Kami belum dapat memastikan tanggal kedatangan Obama di bulan November, namun tanggal 9 dan 10 November dapat menjadi hari yang tepat antara agenda Presiden Obama dengan Presiden Indonesia,” kata Marty menambahkan, Obama tidak akan berkunjung ke Papua.
Indonesia Siap Bangun PLTN JAKARTA (Waspada): Indonesia dinilai sebagai negara paling siap membangun pembangkit tenaga nuklir. Pengakuan itu sudah diterbitkan International Atomic Energy Agency (IAEA). “Kita negara paling siap. Tetapi, jadi tidaknya ya tunggu Desember ini,” kata Menristek Suharna Surapranata, Rabu (20/10), usai membuka International Conference on Materials Science and Technology (ICMST) 2010 diadakan Badan Tenaga Nuklir Indonesia (Batan) di Puspiptek, Serpong, Banten. Menristek menegaskan, berdasarkan penilaian IAEA, Indonesia merupakan negara paling siap untuk mengoperasikan PLTN, sumberdaya manusia tersedia dan berkualitas. Untuk itu, Dewan Energi Nasional (DEN) sudah melakukan penelitian terkait pembangunan PLTN. Hasilnya sudah diserahkan kepada presiden.
Energi nuklir skala besar untuk keperluan masyarakat umum memang masih menuai pro kontra. Tapi energi nuklir untuk skala kecil sudah sangat populer. Dibuktikan dengan keberadaan tiga reaktor nuklir, meski pemanfaatannya masih sebatas untuk riset. Terkait kegiatan diikuti ratusan peneliti dari luar negeri ini, Menristek menyambut baik sebagai upaya meningkatkan kualitas penelitian di Indonesia. “Dengan begitu, peneliti kita juga bertaraf internasional, hasil karya ilmiah nasional mendunia dan dapat dikenal masyarakat dunia,” katanya. Pertemuan Ilmiah Material Sains dan Teknologi ini membahas nano-material, nanoteknologi, dan energi terbarukan. Juga membahas status terkini perkembangan teknik neutron dunia.(dianw)
Antara
BERHENTI MELAUT: Puluhan perahu penangkap ikan parkir di sepanjang Pantai Popoh, Tulungagung, Jawa Timur, Jumat (22/10). Ribuan nelayan di sepanjang Pantai Popoh dan Pantai Sidem berhenti melaut sepekan terakhir karena ancaman gelombang besar yang mencapai 2-3 meter. Pekan lalu dua warga tewas karena terseret ombak di kawasan tersebut.
Tuntaskan Kasus Kekerasan Di Papua JAKARTA (Antara): Presiden Yudhoyono memerintahkan pengusutan dan penuntasan kasus kekerasan oleh oknum TNI di Papua, seperti terekam dalam tayangan yang beredar di internet, kata Menko Polhukam, Djoko Suyanto. Kepada pers di Kantor Presiden Jakarta, Jumat (22/10), Djoko Suyanto mengatakan, Kepala Negara ingin memastikan adanya tindakan lanjutan bila dalam penyelidikan ditemukan pelanggaran kode etik dan aturan hukum. Beberapa hari lalu, beredar
rekaman video menayangkan aksi sejumlah pria berseragam militer melakukan tindakan berlebihan terhadap sekelompok orang di Papua. Menko Polhukam didampingi Menhan Purnomo Yusgiantoro dan Panglima TNI Laksamana Agus Suhartono, mengatakan, segera setelah beredarnya rekaman itu, pihaknya beserta Kementerian Pertahanan dan Panglima TNI mengecek melalui Panglima Kodam Cendrawasih. Djoko menjelaskan, dari laporan penyelidikan sementara memang terindikasi ada oknum TNI melakukan tindakan berle-
diambil dari tingginya angka kekerasan, yakni, munculnya kesadaran kaum perempuan untuk mau bicara dan melaporkan kekerasan yang menimpanya. Perempuan Indonesia juga menghadapi kesenjangan berupa perbedaan peran dan perempuan dalam bidang pendidikan, partisipasi bidang ekonomi dan pengambil keputusan. Kesenjangan pendidikan antara laki-laki dan perempuan di tingkat sekolah dasar pada 2009 mencapai 99,73 persen dan itu terjadi hampir di semua provinsi terutama pada tingkat SMP dan SMA. Representasi perempuan di bidang politik dan pengambil keputusan juga masih rendah, yakni hanya 11,27 persen pada 2004 dan 18 persen pada 2009.
DPR Setuju PII Tambah Modal Rp1 T JAKARTA (Waspada): Wakil Ketua Komisi XI DPR RI, Achsanul Qosasi menyatakan, bahwa PT Penjaminan Infrastruktur Indonesia (PII) telah disetujui mendapatkan tambahan modal sebesar Rp1 triliun sebagai upaya pemerintah mendorong mengembangkan infrastruktur nasional. “Persetujuan diberikan agar proyek-proyek infrastruktur, terutama di daerah bisa berjalan cepat. Para kepala daerah agar dapat memanfaatkan fasilitas ini demi kepentingan pembangunan daerahnya,” kata dia di Jakarta, Jumat (22/10). Sebelumnya, Kementerian Keuangan telah memberikan penawaran skema pinjaman melalui dana alokasi umum (DAU) dan/atau dana bagi hasil
(DBH) untuk pembiayaan pembangunan infrastruktur dasar daerah dengan syarat pemerintah daerah (Pemda) mengajukan surat permohonan pinjaman kepada Pusat Investasi Pemerintah (PIP). Untuk mendapatkan pinjaminan itu, DAU dan/atau DBH harus memenuhi beberapa syarat, antara lain, adanya surat persetujuan ketua DPRD atas rencana pinjaman Pemda dan surat pernyataan Gubernur/ Bupati/Walikota yang menyatakan kesediaan untuk dipotong DAU dan/atau DBH secara langsung. Kemudian, surat kuasa Gubernur/Bupati/Walikota kepada Dirjen Perimbangan Keuangan untuk melakukan pemotongan DAU dan DBH,
Surat Pernyataan Tanggung Jawab Mutlak (SPTJM) dari Gubernur/Bupati/Walikota, serta harus disertai legal opinion dari Kepala Biro/Kepala Bagian Hukum Pemda. Tambahan KUR Selain itu, Komisi XI juga menyetujui tambahan modal untuk PT Askrindo dan Perum Jamkrindo senilai Rp1,8 triliun, sehingga diharapkan program Kredit Usaha Rakyat (KUR) berjalan sesuai target pemerintah sebesar Rp20 triliun pada 2011. “Dengan begitu, rasio KUR bisa 10 kali lipat dari jaminannya. Sehingga bisa menjamin sejumlah KUR melalui bank pelaksana,” ujar Achsanul. Hal ini merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari persetujuan proses right issue BNI dan Mandiri, sehingga permodalan dua bank pelaksana KUR itu akan aman selama lima tahun ke depan.(j03)
Antara
PASKAH DIPERIKSA KPK: Mantan Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas, Paskah Suzetta memenuhi panggilan pemeriksaan oleh KPK, Jumat (22/10).
Paskah Suzetta Kembali Ditanyai KPK JAKARTA (Antara): Mantan Kepala Bappenas, Paskah Suzetta kembali dimintai keterangan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sebagai saksi dari empat tersangka penerima traveller‘s cheque pada pemilihan Deputi Gubernur Bank Indonesia 2004. “Jadi saksi dari empat anggota Fraksi PDI Perjuangan. Cukup singkat pemeriksaannya, saya jadi saksi selaku mantan wakil ketua komisi IX,” kata Paskah, usai diperiksa KPK di Jakarta, Jumat (22/10). Dia mengaku ditanyai seputar mekanisme pemilihan Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia pada 2004. Paskah menjawab proses pemilihan dilakukan secara normatif melalui proses uji kelayakan dan kepatutan terhadap calon yang diajukan Presiden, dan dilaporkan ke Paripurna DPR untuk disetujui. Dia juga mengatakan ada instruksi khusus untuk memilih melalui voting. “Siapa memilih siapa kan kami tidak tahu,” katanya menegaskan, para anggota Komisi IX DPR RI periode 1999-2004 menjalankan mekanisme pemilihan sesuai dengan prosedur yang berlaku. Paskah Suzetta yang selesai menjalani pemeriksaan sekitar pukul 11:50 menjadi saksi dari Ni Luh Mariani Tirtasar, Sutanto Pranoto, Matheos Pormes, dan Soewarno. Dia menjadi salah satu dari 26 tersangka yang ditetapkan KPK dalam kasus dugaan penerimaan suap pemilihan Miranda Goeltom sebagai Deputi Gubernur Senior Bank Indonesia.
Peta Indonesia Di Kaki Palsu
SUGENG
Sejak 2005, sebutnya, kebijakan pemerintah di Papua tidak lagi menitikberatkan bidang keamanan dan stabilitas politik, namun pada bidang kesejahteraan ekonomi dan pembangunan. Sejumlah ang-gota TNI yang ditugaskan ke Papua dalam waktu-waktu terakhir ini, dalam rangka pe-nanganan gangguan keamanan terkait serangan terhadap karyawan sejumlah perusahaan yang ada di Papua. “Hukum berjalan dalam konteks penegakan hukum. Strategi kebijakan pemerintah demikian. Bagaimana aspek
Polhukam dalam rangka menciptakan stabilitas Polhukam, dan dalam rangka menunjang kesejahteraan ekonomi di sana. Jangan dibalik,” katanya. Jumat pagi, PresidenYudhoyono melangsungkan rapat terbatas bidang Polhukam membahas kasus itu. Hadir Menko Kesra Agung Laksono, Menko Perekonomian Hatta Rajasa, Menko Polhukam Djoko Santoso, Menlu Marty Natalegawa, Kapolri Jenderal (Pol) Bambang Hendarso Danuri, Calon Kapolri Komjen (Pol) Timur Pradopo dan Panglima TNI Laksamana Agus Suhartono.
Persoalan TKI Karena Lemahnya Sinergi Antar Instansi
Kekerasan Terhadap Perempuan Naik 263% YOGYAKARTA (Antara): Kasus kekerasan terhadap perempuan dan anak di Indonesia pada 2009 naik 263 persen dibandingkan tahun sebelumnya, kata Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Linda Amalia Sari Gumelar pada satu lokakarya, Jumat (22/10). Dia memaparkan, pada 2009 angka kasus kekerasan mencapai 143.586 kasus atau naik sekitar 263 persen dibandingkan 2008 yang hanya 54.425 kasus. Peningkatan itu dipicu beberapa faktor, diantaranya, kemiskinan yang menjadikan tingkat stres masyarakat tinggi, pengangguran, pemutusan hubungan kerja (PHK), dan kurangnya pendidikan perempuan. Meski demikian, ada faktor positif yang dapat
bihan, antara lain, ada tindakan para prajurit di lapangan yang berlebihan dalam mengelola mereka yang ditangkap dan dicurigai, orang-orang atau kelompok orang yang melakukan tembakan karena ditemui ada senjata,” katanya. Tindakan berlebih itu, sudah tentu melanggar kode etik dan profesionalisme prajurit. Namun dia tidak langsung memberikan penilaian dan menunggu penyelidikan lanjutan. Mudah-mudahan dalam waktu dekat Panglima TNI akan terima lebih lengkap. Yang jelas ini sudah ditangani dan sudah ada tim khusus,” kata Djoko.
SUGENG Siswoyudono, pembuat kaki palsu asal Mojokerto, Jawa Timur, membuat peta Indonesia di kaki palsunya untuk memudahkannya mengingat wilayah-wilayah Indonesia yang sudah dikunjunginya. “Saya sengaja menggambarnya agar memudahkan mengingat daerah mana saja yang telah saya kunjungi,” kata Sugeng, saat memberikan bantuan kaki palsu di kota Palu, Sulawesi Tengah, Jumat (22/10). Namun dia merasa, peta di kaki palsunya belumlah lengkap karena belum terdapat peta Kabupaten Bangka, Provinsi Bangka Belitung. Beberapa waktu lalu, pria yang sudah membintangi sejumlah iklan itu menyerahkan bantuan kaki palsu di Kabupaten Bangka. “Saya cari-cari tidak ada gambarnya (Bangka),” kata Sugeng menunjukkan kaki palsunya yang
bergambar peta dengan motif loreng seperti pakaian tentara. Semenjak ikut dalam sebuah talk show di sebuah TV swasta, Sugeng menjadi terkenal karena membantu ratusan orang berjalan dengan kaki palsu buatannya. Sejak saat itu, pria yang memiliki empat anak ini kerap bepergian ke berbagai daerah di Indonesia untuk membuat dan membagikan kaki palsu. Pria berambut panjang ini juga dikenal sebagai motivator untuk para penyandang cacat. “Kalau kita memikirkan kelemahan kita maka akan cepat mati,” kata Sugeng yang juga menggunakan sebuah kaki palsu. Sugeng kehilangan kaki kanannya saat berusia 19 dalam sebuah kecelakaan sepeda motor. “Hampir saja saya menyerah. Kalau bukan diri kita sendiri dan Tuhan siapa lagi yang akan menolong kita,” kata pemilik bengkel kaki palsu “Than Must Soegenk” ini.
JAKARTA (Waspada): Wakil Ketua Komisi IX DPR RI membidang TKI, Irgan Chairul Mahfiz mengatakan, Malaysia merupakan tujuan penempatan TKI terbesar Indonesia, mencapai 2-3 juta orang atau 6 juta di seluruh dunia. Banyaknya persoalan TKI di Malaysia kata Irgan, diduga karena banyaknya TKI ilegal dan lemahnya koordinasi dan integrasi antar-instansi. “Tapi itu bisa sedikit teratasi dengan lahirnya Permenakertrans No. 14/2010 tentang kewenangan Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Te n a g a Ke r j a In d o n e s i a (BNP2TKI) dalam pelaksanaan penempatan dan perlindungan TKI di luar negeri (UU No. 39/ 2004),” kata dia dalam seminar bertajuk “Strategi Perlindungan TKI di Malaysia” di DPR/MPR RI, Jakarta, Jumat (22/10). Namun kata Irgan, persoalan diduga masih akan muncul karena Permen itu tidak mengikat kementerian/lembaga lain seperti Kemlu, Kemsos, Kemkeu, Kemkes, Kem-PP, Polri dan lainnya, termasuk Pemprov dan
Pemkab/Pemko serta instansi vertikal di bawahnya. Direktur Migrant Care, Anis Hidayah menambahkan, data kasus kekerasan terhadap Pembantu RumahTangga (PRT) migran Indonesia pada 2009 di Malaysia mencapai 1.748 orang. Bahkan data kematian buruh migran Indonesia tahun 2009 mencapai 689 orang. Persoalan kekerasan dialami TKI selama ini sangat memengaruhi dinamika hubungan bilateral Indonesia-Malaysia dan dinamika politik di ASEAN. Masalah ini dialami TKI disebabkan HAM belum sepenuhnya dijadikan sebagai standar dalam hubungan diplomasi RIMalaysia. “Padahal seharusnya penyelesaian sengketa (hukumred) harus mengutamakan HAM,” ujarya. Senada dengan Irgan, Anis menyatakan, persoalan krusial migran Indonesia di Malaysia karena lemahnya sinergi antar 18 instansi yakni, KBRI, Kemlu, Kemnakertrans, BNP2TKI, Kemdagri, Kemkes, Kemkumham, Menko Kesra, Kemsos, KPP dan PA, Mabes Polri, Kemhub, Pem-
da, Menko Ekuin, Bappenas, BI, Kemkeu dan Kemdiknas. Anis mengatakan, pihaknya merekomendasikan bahwa diplomasi RI-Malaysia mesti dibangun berdasarkan prinsip HAM, sebagaimana dijamin dalam konstitusi Indonesia seperti jaminan hak hidup. “Kewajiban promosi HAM harus dijadikan standar hubungan diplomasi ke depannya agar semua bentuk hubungan kerjasama atau penyelesaian sengketa mengarustamakan HAM.” Ironi Dalam hubungan itu, mantan Gubernur Riau Wan Abubakar meminta Pemprov Riau, khususnya Kadisnaker Riau dan Walikota Dumai mengoptimalkan atau memfungsikan Balai Latihan Kerja Riau yang dibangun di atas lahan seluas 9,17 hektar di Kawasan Bukit Timah, Kota Dumai. Optimalisasi pemakaian BLK diharapkan dapat menciptakan tenaga kerja yang siap berkopetensi dan siap kerja di beberapa perusahaan yang ada di Dumai maupun untuk di luar Dumai.(j07)
DPRD Tangerang Akui PDAM Tirtanadi Terbaik Di Indonesia MEDAN (Waspada): Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Tangerang mengakui PDAM Tirtanadi salah satu PDAM terbaik di Indonesia, dibuktikan banyaknya penghargaan diterima dalam pelayanan publik dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara, yakni, tiga kali berturut-turut. Pengakuan itu dikemukan Ketua Komisi III DPRD Tangerang, Dedi Sutardi dalam kunjungan ke PDAM Tirtanadi Sumatera Utara Jl. SM. Raja Medan, diterima Pj. Direktur Utama & Direktur Operasi, T Fahmi, minggu lalu. Kepada T Fahmi Johan yang didampingi Direktur Adm/ Keuangan & Direktur Produksi/ Perencanaan, Mangindang Ritonga, Kepala Divisi Public Relation Delviyandri, serta beberapa kepala divisi lainnya, Dedi Sutardi menjelaskan tujuan dari kunjungan studi banding, untuk memperoleh informasi sukses PDAM Tirtanadi dalam pengelolaan perusahaan dan pelayanan kepada pelanggan. Selain itu, mereka ingin mengetahui perhitungan tarif air bersih yang berlaku di PDAM
Waspada/Ist
Pj. Direktur Utama & Direktur Operasi PDAM Tirtanadi T Fahmi Johan (kanan) menerima cenderamata dari Ketua Komisi III DPRD Tanggerang, dalam kunjungan minggu lalu. Tirtanadi serta kontribusi terhadap Pendapatan Asli Daerah (PDA) sebagai bahan dalam penyusunan tarif dan Perda PDAM Tangerang. Fahmi Johan menyampaikan, tarif air bersih yang diberlakukan PDAM Tirtanadi, adalah tarif yang berlaku sejak 2006. Namun, dengan adanya kenaikan TDL pada 2010 dan rencana kenaikan TDL tahun 2011, PDAM Tirtanadi menjajaki peninjauan terhadap tarif air bersih yang berlaku saat ini. Penin-
jauan tarif air bersih dimaksudkan untuk perbaikan pelayanan kepada pelanggan dan peningkatan kontribusi terhadap PAD. Dia juga menyampaikan secara umum profil PDAM Tirtanadi dan memaparkan program kerja, diantaranya program Penanggulangan Kehilangan Air dan Program Pelayanan Air Bersih bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) serta pelayanan air limbah perpipaan bagi sebagian masyarakat Medan.(m23)
Luar Negeri
WASPADA
Sabtu 23 Oktober 2010
A9
Polisi Prancis Buka Paksa Depot Bahan Bakar Yang Diblokade
Serangan Atas Tentara Dan Masjid Di Pakistan, 9 Tewas
PARIS, Prancis (AP): Polisi Prancis menyingkirkan para pekerja minyak untuk memaksa satu kilang minyak strategis agar dibuka Jumat (22/10), dengan tujuan untuk mengakhiri kekurangan bahan bakar sementara Senat nampaknya siap untuk menyetujui pembaruan masa pensiun yang kontroversial pada saat protes serikat buruh berada pada puncaknya. Kilang minyak di Grandpuits memiliki satu barisan pertahanan menghadapi usaha Presiden Nicolas Sarkozy untuk meningkatkan usia pensiun menjadi 62 tahun. Meski usaha pemerintah untu menaklukkan perlawanan serikat buruh, PM mengatakan diperlukan beberapa hari untuk mengakhiri kekurangan bahan bakar yang berpengaruh besar bagi perekonomian Prancis. Senat Prancis mendekati akhir dari perdebatan yang telah mengambil waktu lebih dari 130 jam, debat kedua terpanjang dalam 30 tahun di Senat. Para legislator — sebagian besar anggota oposisi Sosialis — mengajukan sebanyak 1.237 tawaran amandemen, namun partai UMP partai konservatif Sarkozy dan sekutunya yang memiliki mayoritas dan mengesampingkan hampir semua amandemen. Setelah pemungutan suara di Senat Jumat, teks akhir dikembalikan ke kedua majelis di Parlemen untuk mendapatkan persetujuan formal final, yang diharapkan pekan depan. Serikat buruh menentang satu pilar reformasi — dengan meningkatkan usia pensiun dari 60 menjadi 62 — dan telah melakukan aksi mogok dan protes berbulan-bulan yang telah menimbulkan berbagai bentrokan di sejumlah tempat. Sarkozy memerintahkan pihak berwenang regional untuk turun tangan dan memaksa depot-depot minyak agar dibuka, dengan menuduh para pemogok ‘menyandera’ masyarakat awam dan perekonomian Prancis. Kementerian Dalam Negeri mengatakan operasi di depot bahan bakar Grandpuits berhasil ‘tanpa insiden’, namun serikat buruh CGT mengatakan tiga pekerjanya cedera. Para pekerja darurat membawa tandu ke depot tersebut, yang terletak 80 km di timur Paris, jarak paling dekat dengan sumber pemasok bahan bakar ke ibukota Prancis. Para pekerja telah berkemah selama 10 hari di depan kilang minyak, memblokade jalan dan menyebabkan kekurangan bahan bakar luas. Sampai Jumat, kira-kira 20 persen stasiun pelayanan Prancis masih kosong, makin berkurang dibanding beberapa hari lalu ketika 40 persen stasiun pelayanan yang kekosongan. (m07)
PESHAWAR, Pakistan (AP): Serangkaian serangan bom mengenai masjid dan sekelompok tentara di baratlaut Pakistan Jumat (22/10), yang menewaskan sembilan orang. Serangan udara tentara kemudian menewaskan 16 orang di kawasan di mana tentara itu melakukan perjalanan, kata sejumlah pejabat. Pengeboman itu menunjukkan kerapuhan militer dalam ofensifnya terhadap pemberontak al Qaida dan Taliban di sepanjang perbatasan dengan Afghanistan. Amerika Serikat berharap dapat meningkatkan perjuangan Pakistan melawan para ekstrimis dengan suatu peningkatan dana militer yang akan diumumkannya Jumat. Dalam serangan pertama, satu bom jalanan merobek satu kendaraan yang mengangkut tentara paramiliter di daerah kesukuan Orakzai, di mana tentara menyatakan kemenangan atas Taliban pada musim panas. Ledakan itu menewaskan enam tentara, termasuk seorang letnan kolonel dan mencederai tiga lainnya, kata pejabat keamanan. Beberapa jam kemudian, helikopter bersenjata Pakistan menggempur tiga lokasi di Orakzai dan daerah tetangganya Kurram. Enambelas tersangka pemberontak tewas, kata pejabat pemerintahan lokal Aurangzeb Khan dan Jamil Khan. Serangan bom kedua mengenai satu masjid Sunni di pinggiran kota Peshawar, ibukota provinsi baratlaut. Di samping tiga orang tewas, 22 lainnya cedera, kata pejabat senior kepolisian Liaquat Ali. Seorang pejabat senior keamanan mengemukakan konvoi itu sedang dalam perjalanan dari desa Ghaljo di Orakzai ke kota garnizun Kohat di baratlaut. Pakistan membantah keras pernyataan AS bahwa pihaknya tidak cukup keras menangangi gerilyawan Taliban dan kelompok yang punya hubungan dengan al Qaida yang berpangkalan di wilayah barat laut itu dan tahun lalu bergerak lebih dekat ke arah ibu kota Islamabad. Menurut statistik militer Pakistan, 2.421 tentara dan personil paramiliter tewas dan 7.195 lainnya cedera dalam pertempuran melawan gerilyawan Islam dari tahun 2002 sampai April tahun ini. Serangan-serangan bom serupa menewaskan tiga tentara Pakistan di distruk suku Khyber, Rabu dan tiga serangan lainnya di Waziristan Selatan, Selasa. Amerika Serikat berencana akan meminta dukungan publik Pakistan, Jumat termasuk kemungkinan bantuan militer baru— satu masalah penting bagi tentara yang kuat — sementara berusaha mengimbangi hubungannya yang meningkat dengan India. Menteri Luar Negeri AS Hillary Clinton akan memimpin satu “dialog strategis” hari ketiga dan terakhir dengan Pakistan, satu prakarasa pemerintah Presiden Barack Obama untuk menunjukkan bantuan jangka panjang. (m07)
3 Warga Korsel Berusaha Membelot Ke Korut SEOUL, Korea Selatan (Antara/AFP): Pihak kejaksaan Seoul, Jumat (22/10) mengeluarkan perintah penangkapan terhadap tiga orang— termasuk seorang dokter medis— karena diduga berusaha membelot ke Korea Utara, kata satu laporan media. Mereka diduga berusaha masuk ke negara komunis itu melalui China Februari setelah kecewa dengan Korea Selatan (Korsel) yang kapitalis, kata kantor berita Yonhap mengutip sumbersumber di kejaksaan. Ketiga orang itu, yang bertemu melalui satu masyarakat internet, berusaha tetapi gagal melintasi perbatasan China masuk ke negara komunis itu, kata Yonhap. Para jaksa sedang menyelidiki apakah ke tiga orang itu telah melakukan kontak dengan Korut selama mereka tinggal di China, tambahnya. Warga Korsel tidak biasa berusaha melarikan diri ke Korut yang miskin itu. Akan tetapi lebih dari 19.000 warga Korut membelot ke Korsel sejak akhir Perang Korea tahun 19501953, sebagian besar dalam tahun-tahun setelah terjadi kelaparan dan kekurangan pangan melanda negara itu.
AS: Ujicoba Nuklir Korut Tindakan Provokatif WASHINGTON, AS (Antara/AFP): Uji senjata nuklir yang dilakukan kembali Korea Utara merupakan tindakan provokatif, kata jurubicara Departemen Luar Negeri AS, seraya menambahkan dia tidak bisa mengkonfirmasikan laporan-laporan bahwa Pyongyang merancang uji semacam itu. “Saya tahu laporan itu. Itu jelas masuk ke masalah intelijen, jadi saya benar-benar tidak bisa memasuki dengan komentar rinci tentang mereka,” kata jurubicara Mark Toner, ketika ditanya komentarnya mengenai laporan yang dimuat suratkabar Korea Selatan (Korsel), Chosun Ilbo itu Kamis (21/10). “Tetapi hal ini tidak akan mengubah sikap kami dalam menghadapi Korea Utara (Korut). Kami katakan, bahwa mereka perlu mematuhi komitmen mereka, dan mereka juga perlu menahan diri dari tindakan provokatif,” kata Toner. “Uji coba nuklir lain pasti akan jatuh ke dalam rubrik tindakan provokatif,” tambahnya. Dia mengatakan “tidak” ketika ditanya apakah dia memiliki bukti untuk mendukung laporan baru itu. Menurut Chosun Ilbo, suratkabar terlaris di Korsel, satelit AS mendeteksi adanya gerakangerakan personil dan kendaraan di tempat Korut melakukan dua ujicoba nuklir sebelumnya, pada 2006 dan 2009. Chosun mengutip sumber pemerintah yang tidak disebut namanya, yang juga mengatakan bahwa Korut tampaknya akan merestorasi terowongan yang rusak semasa dua kali uji nuklir sebelumnya. “Meski demikian, tak mungkin (Korut akan) melakukan segera. Uji nuklir tersebut diperkirakan akan dilakukan tiga bulan mendatang (karena masih menyelesaikan persiapan-persiapan untuk melakukan uji nuklir ketiga),” kata sumber itu. Tetapi seorang juru bicara Kepala Staf Gabungan Korea Selatan mengatakan, sampai kini tidak ada bukti persiapan dari tindakan semacam itu.
Kapal Penumpang Belanda Karam Setelah Tabrakan AMSTERDAM, Belanda (Antara/Reuters): Sebuah kapal penumpang Belanda karam Jumat (22/10) setelah bertabrakan dengan sebuah kapal kargo Jerman di sebuah terusan pelayaran yang ramai selatan Amterdam dan pihak badan urusan darurat sedang mencari mereka yang selamat. Feri terbalik setelah kecelakaan itu tetapi tidak segera diketahui secara jelas berapa orang yang ada di kapal itu, yang biasanya digunakan oleh karyawan, kadang-kadang membawa sepeda mereka. Kapten kapal itu hilang. “Kami tidak dapat yakin sepenuhnya, tetapi saat ini kami kira ada satu orang (di kapal penumpang) itu,” kata jurubicara Carine Portengen. “Pada jam pertama adalah saat yang penting untuk menyelamatkan siapapun yang berada di air... jadi peluangpeluang sangat tidak mungkin bahwa jika dia (kapten) berada di air akan ditemukan hidup.”
The Associated Press
BENTROK POLISI DAN DEMONSTRAN DI NAPOLI
Satu mobil terbakar setelah terjadi bentrokan antara polisi dan demonstran di Terzigno, dekat Napoli, pada Jumat (22/10) dinihari. Warga yang melakukan unjukrasa menentang rencana untuk pembangunan satu tempat pembuangan sampah dekat Napoli melempari polisi dengan batu dan petasan dan membakar kendaraan, ketika konfrontasi berlanjut sampai malam. PM Silvio Berlusconi membahas situasi dalam sidang darurat kabinet di Roma Jumat.
Gubernur Afghanistan Tewas Akibat Bom JALALABAD, Afghanistan (AP/Antara/AFP): Satu serangan bom gaya Taliban menewaskan seorang gubernur Afghanistan Timur, Jumat (22/10), kata polisi. Taliban serang konvoi NATO, tiga pengemudi tewas dan bakar 13 truk tangki bahan bakar. Khorseed, Gubernur Dur Baba di provinsi Nanghargar, sedang dalam perjalanannya ketika bom yang sering digunakan dalam serangan-serangan Taliban menghantam mobilnya, kata juru bicara polisi Kol. Abdul Ghafour. Seperti warga-warga Afghanistan lainnya, pejabat itu hanya memiliki satu nama. “Gubernur itu mati sahid. Tiga orang lainnya, sopirnya dan pengawal-pengawalnya cedera,” kata Ghafour kepada AFP. Dia tidak bersedia mengatakan siapa yang berada di belakang serangan itu, tetapi taktik-taktik itu biasanya digunakan Taliban, yang berperang melawan pemerintah yang didukung Barat sejak invasi akhir tahun 2001 yang dipimpin AS menumbangkan kelompok itu dari kekuasaan. Lebih dari 150.000 tentara internasional, sebagian besar dari Amerika Serikat digelar di
Afghanistan dalam usaha menumpas pemberontakan itu. Taliban serang konvoi NATO Seorang pejabat Afghanistan mengatakan pemberontak telah menyerang satu iring-iringan ken daraan NATO di tenggara Afghanistan, yang menewaskan tiga pengemudi dan membakar 13 truk tangki bahan bakar. Muhammed Jan Rasolyar mengatakan serangan itu terjadi Kamis malam di Shahra Safa di provinsi Zabul. Dia adalah jurubicara gubernur provinsi. Jurubicara Taliban Qari Yousef Ahmadi menyatakan kelompoknya bertanggungjawab dalam rangkaian serangan atas iringiringan pasokan NATO beberapa bulan terakhir. Pemberontak meningkatkan serangan atas konvoi pasokan NATO dalam beberapa bulan terakhir ini. Pasukan internasional dan
tentara Afghanistan bergerak ke jantung pertahanan perlawanan tradisional pemberontak di selatan, namun serangan Taliban makin meningkat di beberapa bagian lain di negeri tersebut. Rangkaian serangan lain Dalam rangkaian serangan lainnya, seorang prajurit NATO dan empat polisi Afghanistan tewas dalam serangan-serangan di negara itu, kata beberapa pejabat. Prajurit itu tewas setelah serangan gerilya, kata Pasukan Bantuan Keamanan Internasional (ISAF) pimpinan NATO dalam sebuah pernyataan Kamis, tanpa penjelasan terinci lebih lanjut. Dengan kematian terakhir itu, jumlah prajurit asing yang tewas di Afghanistan sepanjang tahun ini menjadi 598, menurut hitungan AFP yang berdasarkan atas angka-angka di situs independen icasualties.org. Di provinsi Herat, Afghanistan Barat, empat polisi Afghanistan tewas dan seorang lagi cedera ketika bom bergaya Taliban meledakkan kendaraan mereka, kata kementerian dalam negeri. Kementerian itu mengutuk serangan tersebut sebagai aksi
gerilyawan yang “tidak manusiawi dan tidak Islami”. Angka kematian prajurit asing tahun ini merupakan yang terburuk sejak ofensif untuk menggulingkan rejim Taliban di Afghanistan diluncurkan pasukan pimpinan AS pada akhir 2001. AS memimpin 15.000 prajurit AS, NATO dan Afghanistan dalam Operasi Mushtarak yang bertujuan menumpas militan, yang diluncurkan menjelang fajar Sabtu (13/2) untuk membuka jalan agar pemerintah Afghanistan bisa mengendalikan lagi daerah Helmand penghasil opium. Ofensif itu dikabarkan mendapat perlawanan sengit dari Taliban, yang melancarkan serangan-serangan dari balik tameng manusia dan memasang bom pada jalan, bangunan dan pohon. Pasukan Bantuan Keamanan Internasional (ISAF) pimpinan NATO mencakup puluhan ribu prajurit yang berasal dari 43 negara, yang bertujuan memulihkan demokrasi, keamanan dan membangun kembali Afghanistan, namun kini masih berusaha memadamkan pemberontakan Taliban dan sekutunya. (m07)
AU Serukan Blokade Laut Dan Udara Atas Somalia PBB, NewYork (Antara/AFP): Negara-negara Afrika mendesak PBB mendukung blokade laut dan udara terhadap Somalia dan peningkatan pasukan internasional di negara yang dilanda perang itu menjadi 20.000 orang. Blokade itu akan menghentikan penyelundupan senjata bagi kelompok gerilya, yang dipimpin Al-Shabaab, yang memerangi pemerintah transisi Somalia, kata Ramtane Lamamra, komisaris perdamaian dan keamanan Uni Afrika (AU). “Uni Afrika sangat khawatir
keadaan tidak aman di Somalia meluas ke kawasan,” kata Lamamra kepada Dewan Keamanan PBB, yang menyoroti seranganseranganbomdiibu-kotaUganda pada Juli diklaim oleh AlShabaab. Menurut Lamamra, perlu ada ‘blokade laut dan zona larangan terbang di Somalia untuk mencegah masuk gerilyawan asing di Somalia serta penerbangan yang membawa kiriman senjata dan amunisi bagi kelompok bersenjata di Somalia.’ Utusan Afrika itu mengatakan, pertemuan tingkat menteri AU telah memutuskan memperkuat pasukan AU di Somalia
dalam beberapa bulan mendatang dengan menambah personel militer menjadi 20.000 dan polisi menjadi 1.680. Dia mendesak DK PBB menyetujui langkah itu dan memastikan bahwa pasukan tersebut diperlengkapi dan dibayar dengan benar. Misi Uni Afrika di Somalia (AMISOM), yang membela pemerintah transisi yang dilanda kesulitan di Mogadishu, saat ini memiliki batas wewenang 8.000 prajurit, namun jumlah itu masih belum terpenuhi. Uganda dan Burundi telah mengirim 7.200 prajurit ke Somalia untuk menjaga pelabuhan danbandaradanmelindungiPre-
siden Sheikh Sharif Ahmed dari serangan,namungerilyawangaris keraskinimenguasaibanyakwilayah Mogadishu. Al-Shabaab menguasai wilayah tengah dan selatan Somalia, yang terperangkapdalamperangsaudaraselama dua dasawarsa terakhir. Nama Al-Shabaab mencuat setelah serangan mematikan di Kampala pada Juli lalu. Para pejabat AS mengatakan, kelompok Al-Shabaab bisa menimbulkan ancaman global yang lebih luas. Somalia dilanda pergolakan kekuasaan dan anarkisme sejak panglima-panglima perang menggulingkan diktator militer Mohamed Siad Barre pada 1991.
Kelompok Teror Di Balik Ledakan Bus Di Filipina DAVAO CITY, Filipina (Antara/Xinhua-OANA): Kepolisian Filipina Jumat (22/10) mengatakan, sebuah sel lokal dari kelompok teroris Asia Tenggara, Jamaah Islamiyah (JI) berada di balik pemboman bus penumpang di Filipina selatan Kamis, yang menewaskan atau melukai 40 orang. Satu satuan tugas penyelidik polisi, Satuan Tugas Pedesaan, telah dibentuk untuk menyoroti dugaan keterlibatan perekrutan lokal JI Indonesia yang berbasis di ledakan busTransit Pedesaan, di sebuah desa di kota Matalam, di provinsi Cotabato Utara, Mindanao, kata Kepala kepolisian provinsi Inspektur Senior Cornelio Salinas. Salinas mengatakan kepada radio setempat, mereka kini sedang melakukan operasi terhadap dugaan ledakan mematikan yang merobek seluruh bus penumpang yang dipenuhi sedikitnya 60 penumpang, pada saat angkutan itu melaju sepanjang jalan raya dari kota utara Cagayan de Oro. “Kami tidak bisa membocorkan identitas dari tersangka agar tidak membahayakan operasi kami,” kata Salinas. Dia menambahkan, mereka belum mengidentifikasi motif di balik serangan yang menewaskan 10 orang, dan 30 lainnya cedera. Letkol Randolph Cabangbang, juru bicara militer wilayah, mengatakan geng-geng pemeras diduga berada di balik serangan, sebagaimana pemboman-pemboman sebelumnya terhadap bus-bus dan kendaraan-kendaraan transportasi umum lain di wilayah itu. Mereka mengecam geng-geng kriminal yang meminta uang dari para pengelola transportasi. Sementara itu, separatis Front Pembebasan Islam Moro, membantah pihaknya terlibat dalam insiden itu.JI yang bermarkas di Indonesia berjuang untuk mendirikan Kalifah Pan-Islam di Asia Tenggara. Mereka menempa persekutuan dengan kelompok teror lain di kawasan itu, seperti kelompok Abu Sayyaf yang berpangkalan di Mindanao.
Tiga Orang Tewas, 27 Hilang Setelah Topan Sapu Taiwan TAIPEH, Taiwan (AP): Longsor akibat topan kencang menguburkan satu kuil Buddha di timurlaut Taiwan Jumat (22/ 10), yang menewaskan tiga orang dan enam lainnya hilang, kata berbagai laporan. Di bagian lainnya di kepulauan itu, sejumlah helikopter melakukan pencarian atas satu bus yang membawa 19 wisatawan China yang melakukan perjalanan di sepanjang jalanraya pantai yang ditimbuni batu-batu besaR. Topan Megi, yang menewaskan 26 orang dan memporakporandakan daerah utara Filipina awal pekan ini, telah menurunkan rekor curah hujan 45 inci di kawasan Ilan selama 48 jam ketika angin kencang tersebut bergerak menuju pantai tenggara China dengan angin berkecepatan 145 km per jam. Beberapa stasiun televisi kabel Taiwan melaporkan tiga orang tewas di kuil Awan Putih di kota Suao di kawasan pantai timur Taiwan setelah longsoran lumpur menguburkan gedung itu. Kepala distrik Ilan Lin Tsong-hsien mengatakan sejumlah anggota tim pertolongan dengan menggunakan buldozer berusaha menggali enam orang yang dinyatakan hilang. (m07)
Xanana: 5.000 Warga Timor Leste Di Indonesia Ingin Pulang
The Associated Press
Sejumlah pengantin Palestina ikut ambil bagian dalam satu upacara perkawinan massal di Nablus, Tepi Barat, Kamis (21/10). Limapuluh pasangan pengantin Palestina ikut ambil bagian dalam upacara itu dalam satu rapat umum besar yang disponsori Presiden Mahmoud Abbas dan Fatah.
DILI, Timor Leste (Antara/ Xinhua-OANA): PM Timor Leste Xanana Gusmao Jumat (22/10) mengatakanlebihdari5.000warga Timor Leste, yang kini hidup di Indonesia dan takut kembali ke kampung mereka karena dituduh melakukan aksi kekerasan saat referendum tahun 1999, ingin pulang ke Timor Timur. PM Gusmao mengatakan koordinator masyarakat Timor Leste di Indonesia telah mengirim surat kepada dia untuk mengambil langkah hukum atas tuduhan tersebut. Referendum Timor Leste untuk melepaskan integrasi dari Indonesia pada 1999 itu memicu kerusuhan dan
aksi kekerasan. Sejumlah orang yang terlibat dalam kerusuhan itu melarikan diri ke wilayah Indonesia untuk keamanan. Sejumlah mereka juga dituduh tidak mendukung pelepasan integrasi dari Indonesia dan diusir dari wilayah Timor Leste. “Saya mendorong seorang warga Timor Leste yang hidup di Indonesia pada saat ini dan ia telah mengirim surat kepada saya yang mengatakan ia dituduh melakukan kejahatan serius pada 1999, dan mengatakan dia bertanggungjawab membawa 5.000 warga Timor Leste kembali ke kampung halaman mereka,”
kata PM Xanana. “Pengirim surat itu mengatakan ia telah siap menghadapi proses pengadilan atas tuduhan aksi kejahatan yang ia lakukan pada 1999,” kata Gusmao seperti dikutip koran Timornewsline di laman internetnya. PM Gusmao menambahkan, sepucuk surat tersebut mendorong pemerntah Timor Leste untuk membicarakan rekonsiliasi dan perdamaian di negara itu. Referendum tersebut menuntun provinsi Timor Timor itu menjadi sebuah negara baru pada Mei 2002 setelah berintegrasi dengan Indonesia selama 24 tahun.
The Associated Press
Para anggota tim bantuan darurat menarikkan mayat dari bawah reruntuhan yang ditimbulkan banjir yang disebabkan Topan Megi yang melintas satu kuil di Ilan, di timurlaut Taiwan, Jumat (22/10). Longsoran lumpur mengubur kuil Buddha, yang mene-waskan tiga orang dan enam lainnya hilang, kata berbagai laporan.
Sport
A10
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
Adebayor Ancam Arsenal LONDON (Waspada): Emmanuel Adebayor mengancam Arsenal pasca sukses mencetak hatrik perdananya musim ini bersama Manchester City, Jumat (22/10) dinihari WIB. Trigol striker Togo itu memastikan kemenangan 3-1 The Citizens atas Lech Poznan sekaligus memberi klubnya peluang lolos dari Grup A Liga Europa. “Saya sangat senang, sangat gembira. Saya berlatih keras setiap hari dan berharap meneruskan hasil ini saat melawan Arsenal,” ucap Adebayor. Dimanjakan banyaknya pilihan pemain, bos City Roberto Mancini kembali bereksperimen. Mancini memasukkan David Silva dan Shaun WrightPhillips dengan mencadangkan Carlos Tevez dan James Milner. Gelandang veteran Prancis Patrick Vieira menggantikan
posisi Gareth Barry, namun Adebayor yang mendapat tepuk tangan saat menciptakan hatriknya yang pertama di Eropa. “Saya tahu itu selalu sulit bagi diri saya. Saya hanya menikmati pertandingan, berlatih keras setiap hari dan hari ini saya mendapat kesempatan mencetak hatrik,” papar Adebayor. City selanjutnya menjamu The Gunners besok malam di Liga Premier. “Hal terpenting adalah membantu tim memenangi laga, saya sangat jika bisa melakukan (hatrik) lagi,” tambah mantan penyerang AS Monaco itu Mancini sendiri sepertinya
kembali akan mengandalkan penyerang jangkung itu, setelah sempat menjadikan Adebayor sebagai penghangat bangku cadangan skuadnya. Karenanya hingga pekan ke-8 Liga Premier, Adebayor belum juga mencetak gol bagi armada Eastlands di liga domestik. “Saat ini, dia punya kesempatan bagus bermain melawan Arsenal. Itu sangat mungkin bagi dia,” ucap Mancini, seperti dilansir TribalFootball, Jumat (22/10). Pelatih asal Italia itu berharap, gol kemenangan tercipta dari kaki bomber berumur 26 tahun tersebut, sebagaimana yang dilakukannya musim lalu ketika menjamu mantan klubnya. “Bagi striker memang penting menampilkan performa baik. Permainan dia luar biasa,
Sabtu, 23 Oktober Birmingham v Blackpool West Bromwich v Fulham Wigan Athletic v Bolton Tottenham v Everton *Global Live pkl 18.45 WIB Chelsea v Wolverhampton *TPI Live pkl 21.00 WIB Sunderland v Aston Villa *Global Live pkl 21.00 WIB West Ham v Newcastle *TPI Live pkl 23.30 WIB
Minggu, 24 Oktober Stoke City v Man United *Global Live pkl 19.00 WIB Liverpool v Blackburn *Global Live pkl 21.00 WIB Manchester City v Arsenal *TPI Live pkl 22.00 WIB tapi seorang striker juga mesti mencetak gol,” pinta Mancini. (h01/tf/afp/uefa)
Klasemen Sementara Liga Europa
AP
Duel seru pemain CSKA Sofia Martin Dechev (kiri) dengan pemain Rapid Wina Atdhe Nuihiu diakhiri dengan kerusuhan di Vassil Levski Stadium, Sofia, Jumat (22/10) dinihari WIB.
Kerusuhan Landa Liga Europa SOFIA (Waspada): Beberapa polisi terluka dan 15 penonton ditangkap setelah terjadi kerusuhan antar suporter, setelah CSKA Sofia kalah 0-2 saat menjamu Rapid Wina dalam duel Liga Europa, Kamis ( Jumat WIB). “Polisi mengalami luka-luka dan dua mobil polisi dirusak massa,” ujar kepala polisi Valentin Yordanov melalui kantor berita Focus. Jurubicara Kementerian Dalam Negeri Bulgaria Vania Valkova mengatakan kepada AFP, ada 15 orang yang di-tangkap dalam kejadian tersebut.
Sedangkan kantor berita Bulgaria, BTA, memberitakan bahwa sejumlah suporter melemparkan proyektil pada petugas sebelum memecahkan kaca jendela toko dan mobil di luar Stadion Vassil Levski. CSKA sudah kalah tiga kali dalam laga Grup L, sehingga sudah dipastikan tersingkir dari kejuaraan antar klub kelas dua Eropa tersebut. Laga besar Liga Europa lainnya antara Napoli dengan Liverpool juga dilanda aksi kerusuhan. Menjelang berlangsungnya duel, sekelompok preman Napoli menyerang fans
The Reds secara acak, yang berakibat lima orang cedera. Liverpool yang terpuruk di papan bawah Liga Premier, akhirnya memetik poin positif dari lawatannya di Stadion San Paolo. The Pool mempertahankan keunggulan dua poin di Grup K dengan menyisakan dua laga kandang, setelah bermain imbang 0-0 melawan klub papan atas Italia tersebut. “Banyak hal positif yang bisa kami petik dari duel ini. Kami cukup puas dengan satu poin yang menempatkan kami di puncak klasemen,” ujar ma-
Fletcher Tak Terpengaruh Rooney LONDON (Antara/AFP): Gelandang Manchester United (MU) Darren Fletcher memperingatkan saingan timnya bahwa mereka tidak terpecah oleh polemik Wayne Rooney. “Banyak pemain papan atas telah pergi di masa lalu, tetapi klub jalan terus. Ini seharusnya
menggembleng tim karena kami semua perlu bersatu,” papar Fletcher kepada AFP, Jumat (22/ 10). Rooney mengguncang United ketika mengungkapkan tidak ingin lebih lama lagi tinggal di OldTrafford, setelah berakhirnya kontraknya musim mendatang.
Reuters
Darren Fletcher (kanan) mengharapkan MU jangan terpengaruh polemik Wayne Rooney (kiri).
Carragher Bela Bos LONDON (Antara/AFP): Bek Liverpool Jamie Carragher membela bosnya Roy Hodgson, yang terancam dipecat jika The Reds gagal mengalahkan Blackburn Rovers besok malam di Stadion Anfield. “Pelatih adalah bos. Kami seharusnya berusaha membuat dia terkesan, bukan cara lain,”
ujar Carragher, Jumat (22/10). Pasukan Hodgson kalah melawan Northampton, Blackpool dan saingan lokal Everton. The Reds pun rawan terjatuh ke posisi terbawah klasemen Liga Premier jika sampai dihadang apalagi dipecundangi The Rovers. Ini prospek buruk bagi Si
Kehilangan bomber berbakat seperti Rooney bisa menjadi pukulan berat bagi harapan The Red Devils untuk tetap menjadi kekuatan kompetitif di Liga Premier. Namun Fletcher yakin, rekan-rekan setimnya akan menggunakan laga lawan tuan rumah Stoke City, Minggu (24/10), sebagai pembuktian bahwa mereka bisa menghadapi tantangan atas perginya sang penyerang andalan. “Yang penting, kami punya inti pengalaman yang sudah melalui ujian situasi sebelumnya dan menghasilkan banyak hal bagi Manchester United,” tegas Fletcher. “Saya yakin kami bisa memenangi trofi. Kami punya banyak pemain muda luar biasa, yang semakin hari semakin baik,” tambah gelandang Skotlandia tersebut. Merah yang sebelumnya lebih banyak memenangi gelar domestik dan Eropa, sekaligus menambah tekanan bagi Hodgson. Namun Carragher menegaskan, pemain lah yang harus bertanggungjawab. “Ini jalan terjal yang kami lalui, tetapi selama para pemain, pelatih dan suporter semuanya tetap bersama, tidak akan jadi masalah,” tegas Carragher.
Grup A Man City Lech Poznan Juventus Salzbourg
3 3 3 3
2 1 0 0
1 1 3 1
0 1 0 2
6-2 6-6 5-5 1-5
7 4 3 1
Grup B Leverkusen Aris Atl Madrid Rosenborg
3 3 3 3
1 1 1 1
2 1 1 0
0 1 1 2
5-1 2-2 4-2 2-8
5 4 4 3
3 1 1 0
0 1 0 1
0 1 2 2
12-2 9 3-3 4 3-8 3 4-9 1
2 1 1 0
0 1 1 2
1 1 1 1
3-3 2-2 2-1 2-3
6 4 4 2
2 1 1 1
1 1 0 0
0 1 2 2
7-3 4-5 4-7 3-3
7 4 3 3
3 1 1 0
0 1 0 1
0 1 2 2
9-0 6-8 3-6 3-7
9 4 3 1
3 1 1 1
0 0 0 0
0 2 2 2
9-3 5-8 4-4 2-5
9 3 3 3
3 2 1 0
0 0 0 0
0 1 2 3
6-1 6-5 2-4 4-8
9 6 3 0
2 3 1 0
1 2 1 0
0 0 1 3
5-2 7 1 7-3 6 3-3 4 1-8 0
3 3 3 3
2 2 1 0
1 0 1 0
0 1 1 3
4-1 2-1 5-5 3-7
7 6 4 0
3 3 3 3
1 0 0 0
2 3 3 2
0 0 0 1
4-1 1-1 3-3 5-8
5 3 3 2
3 3 3 3
3 2 1 0
0 0 0 0
0 1 2 3
7-1 4-4 3-5 0-4
9 6 3 0
Grup C Sporting 3 Lille 3 Levski Sofia 3 Ghent 3 Grup D Villarreal 3 PAOK 3 Dinamo 3 FC Bruges 3 Grup E BATE Borisov 3 Dynamo Kiev 3 AZ Alkmaar 3 FC Sheriff 3 Grup F CSKA Moscou 3 Sparta Prague 3 Palermo 3 Lausanne 3 Grup G Zenit SP 3 AEK Athens 3 Anderlecht 3 Hajduk Split 3 Grup H Stuttgart 3 Young Boys 3 Getafe 3 Odense 3 Grup I PSV Eindhoven 3 Metalist Kharkov Sampdoria 3 Debrecen 3 Grup J PSG FC Sevilla Dortmund Karpaty Lviv Grup K Liverpool FC Utrecht Naples Bucharest Grup L FC Porto Besiktas Rapid Wina CSKA Sofia
najer Liverpool Roy Hodgson. Karena Steven Gerrard dan Fernando Torres diistirahatkan bahkan tidak dibawa ke Italia, Hodgson memberi kesempatan kepada pemain muda Jonjo Shelvey, Jay Spearing dan Martin Kelly. Mereka ternyata tampil baik, sehingga menambah optimisme yang dihadirkan pemilik klub baru asal Amerika Serikat. “Ini poin positif yang mungkin banyak orang tidak mengira kami akan mampu mencapai ke sini dengan tim yang terpilih,” tambah Hodgson. Alenatorre Napoli Walter Mazzarri juga berpandangan demikian, namun dia merasa anak asuhnya harusnya bisa mencetak gol di awal babak pertama. “Liverpool tim besar dan mereka jadi tim yang luar biasa malam ini,” ujar Mazzari. (h01/ant/afp/uefa)
AP
Emmanuel Adebayor (bawah) melakukan selebrasi aneh dengan rekannya David Silva, setelah mencetak gol ketiganya ke gawang Lech Poznan di City of Manchester Stadium, Jumat (22/10) dinihari WIB.
Kado Spesial Wenger LONDON (Waspada): Arsitek Arsenal Arsene Wenger (foto) genap menginjak 61 tahun, Jumat (22/10), sehingga dia mengharapkan kado spesial dari armada Young Guns. Sasarannya tentu saja kemenangan atas tuan rumah Manchester City dalam laga Liga Premier besok malam di City of Manchester Stadium. “Pasti akan menjadi prestasi besar bagi saya, jika membuat anda bahagia. Saya berjanji akan mengerahkan yang terbaik untuk meraihnya,” tekad The Professor dalam TribalFootball. Pelatih kawakan asal Prancis juga ingin mengembalikan kebesaran raksasa London Utara, terlebih dalam perebutan gelar juara domestik. Sebab dalam enam musim terakhir, Arsenal hanya sempat menjuarai FA Cup 2005 dan jadi runner-up Carling Cup 2007. “Kami akan melewati setiap
kompetisi musim ini dengan semua pemain yang kami punya.Tentunya, kami akan mengerahkan segalanya untuk meraih trofi FA dan Carling,” beber Wenger. “Kami punya semangat, talenta, lapar akan gelar, dan hasrat untuk menang. Saya harap semua itu datang musim ini,” katanya lagi. Untuk membawa tiga angka dari City of Manchester Stadium, The Gunners wajib tampil maksimal seperti saat menghancurkan Shakhtar Donetsk 5-1 di Liga Champions, Rabu lalu. “Jika kami main seperti itu, kami bisa mencetak gol kapan saja. Semua pemain bisa mencetak gol, meski kami melawan tim hebat,” kata gelandang Alex Song. “Sekarang semua orang senang. Kami hanya perlu istirahat menyiapkan duel Minggu ini,
Xavi Rehat Lagi MADRID (Waspada): Playmaker Spanyol Xavi Hernandez (foto) rehat lagi saat klubnya Barcelona mengunjungi markas
AP
Real Zaragoza dinihari WIB nanti di La Liga Primera. “Xavi dapat izin menghadiri acara penyerahan Penghargaan Pangeran Asturias kepada tim Spanyol yang telah menjuarai Piala Dunia 2010 di Oviedo, Jumat (22/10),” kata Barca dalam situsnya. Xavi sempat tampil dalam dua kemenangan terakhir Los Azulgranas atas FC Copenhagen di Liga Champions, Rabu lalu, juga atas Valencia akhir pekan lalu. Padahal, dia baru pulih dari cedera achilles tendon usai menghadapi Rubin Kazan di Liga Champions, akhir September silam. Xavi menjadi starter ketika menjamu Valencia dan ditarik menit 78. Gelandang elegan berusia 30 tahun itu kemudian mentas 18 menit saat men-
Klasemen Liga Premier Chelsea Man City Arsenal Man United Tottenham West Brom Bolton Aston Villa Stoke City Blackpool Everton Fulham Sunderland Blackburn Wigan Newcastle Birmingham Liverpool Wolves West Ham
8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8 8
6 5 4 3 4 3 2 3 3 3 2 1 1 2 2 2 1 1 1 1
1 2 2 5 2 3 5 2 1 1 3 6 6 3 3 2 4 3 3 3
1 1 2 0 2 2 1 3 4 4 3 1 1 3 3 4 3 4 4 4
23- 21 12- 5 18-10 18-11 10- 7 11-14 12-12 9-12 9-11 13-18 8- 7 9- 9 7- 7 7- 8 6-15 12-12 8-12 7-13 8-13 6-15
9 17 14 14 14 12 11 11 10 10 9 9 9 9 9 8 7 6 6 6
pertandingan sangat penting lawan City,” tambah gelandang asal Kamerun tersebut. London Reds kini menghuni
AP
urutan tiga klasemen Liga Premier, tertinggal lima poin di bawah Chelsea dan tiga angka dari Citizens. “Kami memiliki kepercayaan diri. Kami harus medapat hasil bagus dan menunjukkan kemampuan terbaik,” tegas Song. (h01/okz/tf)
Sabtu, 23 Oktober
Klasemen Liga Primera
Real Zaragoza vs Barcelona *TVOne Live pkl 23.00 WIB Real Madrid vs R Santander *TVOne Live pkl 01.00 WIB Valencia vs Real Mallorca *TVOne Live pkl 03.00 WIB
Real Madrid Villarreal Barcelona Valencia Atl Madrid Espanyol Sevilla Ath Bilbao Getafe Hercules Mallorca S Gijon Levante Malaga Sociedad Santander Almeria Osasuna Deportivo Zaragoza
Minggu, 24 Oktober UD Almeria vs Hercules Osasuna vs Malaga Espanyol vs Levante Getafe vs Sporting Gijon *TVOne Live pkl 22.00 WIB Sevilla vs Ath Bilbao *TVOne Live pkl 00.00 WIB Villarreal vs Atl Madrid *TVOne Live pkl 02.00 WIB
Senin, 25 Oktober Sociedad vs Dep La Coruna jajal Copenhagen di Camp Nou. Namun setelah itu dia kembali menghadapi masalah di engkelnya. “Staf teknis, dokter dan pelatih sudah mendisku-
7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7
5 5 5 5 4 4 3 3 3 2 2 2 2 2 2 2 1 1 0 0
2 1 1 1 1 0 2 1 1 2 2 2 2 1 1 1 3 3 4 3
0 1 1 1 2 3 2 3 3 3 3 3 3 4 4 4 3 3 3 4
16- 3 14- 6 12- 6 12- 6 12- 7 6- 9 10- 8 11-10 11-10 7- 8 5- 7 8-11 7-12 13-16 7-11 4- 8 5- 6 4- 6 3-11 6-12
sikan engkel Xavi yang bermasalah dan memutuskan untuk mengistirahatkannya pada laga melawan Zagaroza,” bunyi pernyataan Barca. (h01/as/ap)
Berharap Banyak Gol Eto’o ROMA (Waspada): Samuel Eto’o kembali diharapkan mencetak gol bagi klubnya Inter Milan yang akan menjamu Sampdoria besok malam di Liga Seri A. “Eto’o fantastis. Dia bisa saja akan mencetak 36 gol seperti di Barcelona pada musim 2008/ 2009,” optimisme alenatorre Inter Rafael Benitez. Sejauh ini mantan bomber El Barca itu terus memperlihatkan grafik menanjak. Eto’o belakangan bahkan menjadi mesin gol I Nerazzurri dengan mendulang 14 gol dari 12 kesempatan tampil. Peningkatan itu makin berarti, karena sumber utama gol Inter musim lalu, Diego Milito, belum juga menemukan performa terbaiknya sekaligus rawan cedera. Karenanya, Banitez tidak segan melempar pujian terhadap kapten Kamerun tersebut. Mantan manajer Liverpool dan Valencia itu percaya Eto’o akan semakin buas.
17 16 16 16 13 12 11 10 10 8 8 8 8 7 7 7 6 6 4 3
AP
Klasemen Liga Seri A Lazio AC Milan Inter Milan Napoli Juventus Palermo Sampdoria Chievo Catania Brescia Genoa Cesena Bari AS Roma Lecce Cagliari Bologna Udinese Parma Fiorentina
7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7 7
5 4 4 3 3 3 2 3 2 3 2 2 2 2 2 1 1 2 1 1
1 2 2 3 2 2 4 1 3 0 2 2 2 2 2 4 4 1 3 2
1 1 1 1 2 2 1 3 2 4 3 3 3 3 3 2 2 4 3 4
10- 5 11- 5 9- 3 13- 9 16- 9 14-10 9- 7 9- 8 8- 7 7- 9 7- 9 5- 8 6-11 7-12 5-12 7- 6 8-12 4- 9 6- 8 7- 9
16 14 14 12 11 11 10 10 9 9 8 8 8 8 8 7 7 7 6 5
Dia juga meramalkan, sang bomber andalan sanggup mencetak setidaknya 30 gol sampai akhir musim nanti. “Ya, dia bisa menghasilkan lebih dari 20 gol,” jelas Benitez seperti dikutip dari Goal, Jumat (22/10).
Sabtu, 23 Oktober Fiorentina vs Bari
Minggu, 24 Oktober Benitez pun meminta Javier Zanetti cs bisa mencetak lebih banyak gol saat menjamu Il Samp di San Siro Milan. “Saya ingin lebih banyak gol. Tapi memiliki tim yang lebih sedikit kebobolan juga akan tetap menjaga posisi di klasemen,” katanya menambahkan. (h01/okz/goal/ap)
Parma vs AS Roma Udinese vs Palermo Bologna vs Juventus Chievo vs Cesena Genoa vs Catania SS Lazio vs Cagliari US Lecce vs Brescia Inter Milan vs Sampdoria
Senin, 25 Oktober Napoli vs AC Milan
Sport
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
A11
Kas PSSB Nihil BIREUEN (Waspada): Sejak persiapan hingga terbentuknya tim untuk mengikuti kompetisi Divisi Utama Liga Indonesia 2010/2011, PSSB Bireuen sampai sekarang belum memiliki dana alias nihil. Pemerhati sepakbola setempat, Zulkifli, kepada Waspada, Jumat (22/10) menuturkan,
posisi keuangan PSSB yang kosong ini tentunya akan terpengaruh terhadap prestasi yang
akan dicapai pada kompetisi nantinya. “Jadi semua komponen, termasuk masyarakat harus mencari solusinya, jika kita semua sepakat PSSB tetap langgeng,” timpal Zulkifli seraya menyebutkan untuk membangun tim tentu membutuhkan biaya. Karenanya, dia mengharapkan semua tifosi PSSB memberikan jalan keluar serta dukungan moril maupun materil. “PSSB bukan milik pengurus, tapi milik masyarakat Bireuen,” ucap Zulkifli. Dari berbagai sumber, Zulkifli menjelaskan jumlah ke-
butuhan anggaran PSSB selama satu musim kompetisi adalah Rp6 miliar. “Tapi pada perubahan APBK tahun ini sepertinya baru direncanakan alokasinya Rp500 juta,” ucapnya. Manajer PSSB M Zeini yang dikonfirmasi via telepon mengatakan, sejak terbentuknya Laskar PSSB tidak mendapat dukungan dana. “Saya saja sudah mengeluarkan uang pribadi ratusan juta untuk PSSB,” jelas Zeini. Kendati demikian, manajemen PSSB tetap komit memberikan yang terbaik. “Saya senang masyarakat sangat per-
hatian terhadap PSSB. Kita semua ingin tim bagus, karena itu kita juga harus memikirkan dana kebutuhan tim,” pintanya. Secara terpisah, Zeini menjelaskan berbagai pihak menyarankan PSSB memanfaatkan pemain dan pelatih lokal untuk kompetisi nanti. Namun, seiringan waktu banyak kritik menyatakan pelatih dan pemain agar diganti dari luar. “Boleh saja kita ganti, tapi dananya juga akan semakin membengkak, sementara dukungan dana tidak ada sama sekali,” keluh Zeini. (cb03)
Persibate Lawan Perselo Rusuh Waspada/Alamsatriwal Tanjung
Wakil Walikota Sibolga Marudut Situmorang foto bersama pegawai PT Askes Cabang Sibolga usai menyerahkan hadiah utama TV 21 Inci di Lapangan Simare-mare Sibolga, Jumat (22/10).
Wakil Walikota Sibolga Sambut Baik Senam Massal TAPTENG (Waspada): Wakil Walikota Sibolga Marudut Situmorang AP MSP sambut baik kegiatan senam massal PT Askes Cabang Sibolga sekaligus sebagai bagian olahraga kesehatan untuk kebugaran tubuh. Demikian dikatakan Marudut Situmorang pada kegiatan senam massal bersama PT Askes di lapangan Simare-mare Sibolga, Jumat (22/10). Kegiatan yang berlangsung pagi hari itu ikut dimeriahkan door prize. Marudut mengatakan, olahraga senam massal harus menjadi budaya dalam meringankan tubuh serta dapat melonggarkan otot-otot dan sendi tubuh, sehingga bagi PNS dalam bekerja selalu tetap semangat dalam melayani masyarakat. Pada kesempatan itu, Wakil Walikota Sibolga juga berterima kasih kepada PT Askes Cabang Sibolga yang mensponsori kegiatan dengan harapan kegiatan ini terus berkelanjutan sekaligus ajang silaturahim antara PNS dan PT Askes. Sementara itu, Kasie Jaminan Pemeliharaan Kesehatan dr Kiki Krisma Marbun didampingi Kasie Hubungan Kemitraan dan Eksternal PT Askes Cabang Sibolga Ade Irma Suryani mengatakan, PT Askes tetap komit melaksanakan senam massal di kalangan PNS sekaligus meningkatkan pelayanan hubungan kemitraan yang baik. (a34)
BIREUEN (Waspada): Pertandingan antara Persibate Cot Batee Kecamatan Kuala (Bireuen) dengan Perselo Aceh Utara dalam lanjutan Turnamen Daud Telkom Cup di lapangan PS Putra Cureh, Desa Geulanggang Gampong, Kota Juang, Bireuen, Kamis (21/10), berakhir rusuh. Pasalnya, pemain bawah Perselo Kari menanduk asisten wasit pada menit ke 46 karena merasa timnya dirugikan saat gol kedua cetakan Nanda untuk Persibate berbau offside. Puncak kerusuhan memuncak setelah wasit Zakaria memberikan kartu merah kepada Kari. Akibat keributan yang ter-
jadi, pertandingan tidak dilanjutkan dan saat itu Persibate unggul 2-1. Di awal permainan, Nanda juga mencetak gol pembuka Persibate sebelum Perselo mampu menyamakan kedudukan lewat gol Muhammad. Kerusuhan terjadi 10 menit menjelang pertandingan babak kedua usai. Sesaat Nanda memperdayai penjaga gawang Perselo, Kari menanduk asisten wasit hingga mata kirinya terlihat memar. Setelah sempat terhenti beberapa lama, pertandingan tidak dilanjutkan dan Persibate dinyatakan menang 2-1. Pada Jumat (22/10), PSP Paloh Lhokseumawe terlalu tangguh bagi London FC Peusangan
Siblah Krueng, Bireuen. Ini dibuktikan dengan kemenangan 2-1. Menit ke-14 menjadi awal petaka bagi tim London. Pasalnya, satu hentakan yang dilepaskan Marwan tak mampu digagalkan penjaga gawang London. Setelah itu, PSP kembali berhasil menambah kemenangan menjadi 2-0 hasil gol Nasir. Memasuki babak kedua, tim London merubah pola serangan dan berhasil memperkecil kekalahan lewat tembakan Zulfa. Pada Sabtu (23/10) ini, tuan rumah Putra Cureh akan ditantang PS Jeumpa Barat Teupok. (amh)
Duel Racer Terbaik Di P. Sidimpuan Seri III Kejurda LA Lights Road Race MEDAN (Waspada): Pertarungan racer terbaik kembali mewarnai arena Kejurda LA Light Road Race 2010 seri III yang berlangsung di Sirkuit Aspal Jalan Merdeka, Seputar Halaman Bolak, Padang Sidimpuan, Minggu (24/10). Ketua Panitia Pelaksana Kejurda H Khoiruddin SE yang juga Ketua OP Ladon ’89 Padang Sidimpuan, Jumat (22/10) menyebutkan, LA Light seri III yang memperlombakan 13 kelas diikuti pembalap ternama di
Sumut yang mewakili dua merk motor ternama, yakni Honda dan Suzuki. “Kejuaraan rencananya dibuka Dandim 0212 Tapsel Letkol. Inf Edi Hartono dan bakal dihadiri langsung oleh Walikota Padang Sidimpuan Drs Zulkarnain Nasution MM,” kata Khoiruddin didampingi Pimpinan Management OP Ladon 89 Drs H Zulhifzi Lubis. Kejurda akan memperebutkan piala Dandim 0212 Tapsel, Danyonif 123/Rajawali dan
Dan Subdenpom I/2-3. “Pembalap yang akan turun memiliki tekad untuk dapat menaiki podium juara. Masyarakat Kota Padang Sidimpuan tentunya sangat menunggu-nunggu aksi yang akan mereka peragakan,” tambahnya. Letkol Inf Edi Hartono melalui Ketua Panpel menyebutkan, “Iven ini langkah yang sangat positif sekali untuk menyalurkan hobi anak muda pecinta olahraga otomotif khusus balapan sepedamotor.” (h09)
Waspada/Edoard Sinaga
Kapoldasu Irjen Pol Drs. Oegroseno SH melepas peserta Xtrim Toba Lake Trail Adventure dari Asrama Polres Simalungun, Jalan Sangnawaluh, Pematangsiantar, Jumat (22/10).
Kapolda Berharap Peran Media Promosikan XTrim Lake Toba P E M ATA N G S I A N TA R (Waspada): Kapoldasu Irjen Pol Oegroseno SH meminta kegiatan utama XTrim Toba Lake Adventure agar peduli lingkungan dan kegiatan sosial serta mengharapkan peran media dalam mempromosikan dan melestarikan kegiatan ini. “Saya mengharapkan kegiatan berlangsung aman, tertib dan lancar. Berawal dengan aman dan berakhir dengan aman,” ucap Kapoldasu saat melepas peserta dari depan Asrama PolresSimalungun di Pematangsiantar, Jumat (22/10). Ketua Umum XTrim (Expedition Trail Mania) Dodi menyebut, kegiatan berawal saat XTrim menggelar kegiatan bhakti sosial di bulan Ramadhan dan timbul ide menyelenggarakannya dengan tujuan mencoba membesarkan Danau Toba sambil belajar.
“Selama dua bulan event Xtrim ini dipersiapkan dan Kapolres Simalungun selaku Pembina Xtrim mengajak tiap minggu mengadakan touring, sehingga menumbuhkan keyakinan dan semangat saat dilepas Kapoldasu, termasuk adanya dukungan Kasat Brimobdasu,” ucap Dodi. Menurut Ketua Panpel Cahyo Pramono, event diikuti 152 peserta dengan perjalanan sejauh 255 km mulai dengan start dan finish di Pematangsiantar pada Minggu (24/10). Para peserta berasal dari Medan, Pematangsiantar, Simalungun, Banda Aceh, Meulaboh, Duri, Pekanbaru, Bandung, Jatim ditambah dua rider dari Australia dan Thailand. Cahyo mengungkapkan peserta akan melalui Tiga Balata, Sidamanik dan singgah di Tigaras untuk sholat, makan siang
dan menanam ratusan bibit pohon. Selanjutnya, peserta menyeberang ke Simanindo, Samosir dan Pangururan. Di Pangururan, peserta akan menginap dan beramah tamah dengan unsur pariwisata di pemandian air panas sebelum berangkat ke Pusuk Buhit dan Tuktuk esok harinya. Sesudah menginap diTuktuk, peserta menyeberang ke Parapat guna mengikuti penutupan PDT dan kembali ke Pematangsiantar. Menjawab pertanyaan, mengenai manfaat kegiatan XTrim, menurut Cahyo bisa mendongkrak pariwisata Sumut. “Salah satu contoh adalah James Warwick (Australia) yang berkeliling dunia dan akan mengakhiri perjalanannya di Indonesia dengan ikut sebagai peserta. Dia tentu akan bercerita tentang Danau Toba setelah kembali ke negaranya,” ucap Cahyo. (a14/h09)
DS Dominasi Final Voli Pantai SAMOSIR (Waspada): Final pertandingan voli pantai Pesta Danau Toba (PDT) 2010 di Pasir Putih Parbaba Kecamatan Pangururan, Sabtu (23/10) ini, didominasi Deli Serdang. Di kelompok junior putra, Deli Serdang sudah memastikan gelar setelah Deli Serdang
1 berhadapan dengan Deli Serdang 2. Di senior putri, finalis direbut Siantar 3 dan Disporasu. Kelompok junior putri kembali ditandai tampilnya Deli Serdang yang kali ini bersua Siantar 1. Senior putra masih menanti pemenang antara Deli Serdang lawan Tebing Tinggi 2 dan Te-
bing Tinggi 1 kontra Samosir. Semifinal Jumat (22/10) turut disaksikan antara lain Ibu Wan dan Maslinal dari Disporasu. Kepada Waspada, Koordinator Wasit Yusdi Gazali dari PB PVSI mengatakan pihaknya melibatkan enam wasit dari perwakilan kabupaten/kota. (c10)
6 Provinsi Ramaikan Paralayang PDT 2010
Waspada/Hamdani Wibowo
Seorang peserta menunjukan atraksi layang di acara kejuaraan Paralayang di Desa Hutaginjang, Kecamatan Simanindo, Kabupaten Simalungun, Jumat (22/10).
SAMOSIR (Waspada): Sebanyak 45 peserta ambil bagian mengikuti kegiatan paralayang di Desa Sigarantung, Kecamatan Simanindo, Kabupaten Samosir menyemarakkan Pesta Danau Toba (PDT) 2010 di Parapat, 20-24 Oktober ini. Para peserta merupakan perwakilan provinsi Sumatera Utara (Sumut) yang menurun-
kan 15 atlet, Jawa Barat (1), Jawa Timur (2), Banten (1), DKI Jakarta (1) dan Sumatera Barat (Sumbar) dengan 25 peserta. Pada pembukaan di Sigarantung, Jumat (22/10), turut hadir Wakil Bupati Samosir Ir Mangadap Sinaga, Kasubdis Bina Keolahragaan Disporasu Sakhiruddin SE MM, Kabid Olahraga Dissostekpora Samo-
sir Drs Amon Sormin dan Ketua Paralayang Sumut yang juga Ketua Pelaksana Teknis Paralayang PDT 2010, Bahram. Kepada wartawan, Bahram mengatakan cuaca cukup baik di Samosir sehingga peserta tidak terkendala melakukan pendaratan. Ditambahkan, penilaian Paralayang terdiri dari ketepatan mendarat. (c10)
Jalur Medan - Parapat Sesuai Karakter Honda Tiger MEDAN (Waspada): LeoWijaya, Marketing Manager CV Indako Trading Co mengatakan, Medan-Parapat merupakan jalur yang sangat menantang, sehingga sangat sesuai dengan karakter Honda Tiger, sang penjelajah segala medan. Karenanya kegiatan touring Honda mendapat respon positif dari tiga Club Honda Tiger di Kota Medan, yakni Honda Tiger Club Medan(HTCM), Tiger Independent Medan Club(TIMEC), dan Medan Tiger Brotherhood (MTB), jumlahnya mencapai 100 bikers. Keikutsertaan ketiga klub itu memberi signal positif bagaimana solidnya klub Honda untuk ikut menyukseskan agenda tahunan Pesta Danau Toba 2010. “Pesta Danau Toba menjadi begitu istimewa, tidak heran jika banyak pihak yang ingin ikut
merayakannya, tidak terkecuali klub-klub Honda. Pesta ini diharapkan mampu mengembalikan citra Danau Toba sebagai salah satu tujuan wisata nasional,” ungkap Leo Wijaya di Medan, Jumat (22/10). Touring diprakarsai CV Indako Trading Co selaku main dealer Honda di Sumatera Utara akan berlangsung 23-24 Oktober 2010 dengan tujuan Parapat. Sebelas klub Honda yang juga akan turut berpartisipasi adalah Honda Club CS 1(HCC One), Vario Honda Matic Club(VANATIC), NSR Motor Club(NMC), Honda Revo Club(HRC), Honda MegaPro Club(HMPC), Honda Cup 70 Medan(HC 70 M), Community Honda Supra Xpression(CASX), Honda CB Club(CCM), Honda Super Cup Community(HSCC), Club Revo Hon-
Problem Catur Hitam melangkah, mematikan lawannya tiga langkah.
Jawaban di halaman A2.
da(CREN), dan D’BeATTELLS. Gunarko Hartoyo, Promotion Manager CV Indako Trading Co, mengharapkan kehadiran para bikers Honda dapat menambah semarak pesta di Danau kebanggaan bersama masyarakat Sumut tersebut. “Ini merupakan touring terbesar yang pernah kami gelar sepanjang tahun 2010, klub Honda Tiger tercatat sebagai peserta terbanyak. Jika digabungkan dengan klub lain, maka peserta touring kali ini mencapai 300 orang. Masih banyak bikers Honda lainnya ingin bergabung, namun mengingat perjalanan yang cukup jauh, maka kita cukupkan pada angka tersebut,” ujar Gunarko. Marli, Ketua HTCM, mengatakan bahwa pihaknya siap berpartisipasi melakukan pengawalan saat touring nanti. Begitu
TTS TOPIK
Waspada/Marolop Panggabean
Juara lomba putri 10 K PDT 2010 foto bersama Ketua PDT 2010 Parlindungan Purba, Sekdakab Taput Sanggam Hutagalung MM, Dandim 0210/TU Kol Inf H Sianturi dan Kasi Intel Kejari Tarutung Marcos Simare-mare MH, Jumat (22/10).
Siswi SMP Taput Juarai 10K PDT Waspada/Ist
Para bikers dari klub Honda Tiger mendominasi peserta touring Medan-Parapat yang diprakarsai CV Indako Trading Co. juga Peter selaku Ketua MTB dan Juli yang memimpin TIMEC.Para bikers akan memancarkan kejantanan Honda Tiger sebagai motor sport legendaries, yang pesonanya sudah terlihat sejak pertama kali diluncurkan tahun 1993 lalu.
“Hadir dengan desain maskulin, peforma stabil, bertenaga, ramah lingkungan dan nyaman dikendarai, menjadikan Honda Tiger sebagai motor impian pecinta motor sport di Indonesia,” tutur Gunarko. (avd)
TARUTUNG (Waspada): Siswi SMP Negeri Pagaran Tapanuli Utara (Taput), Agnes Simamora, menjadi yang tercepat pada gelaran 10K Pesta Danau Toba (PDT) 2010 di Kecamatan Muara, Taput, Jumat (22/10). Agnes juara dengan mengungguli Jefri Simarmata dan Meli Simamora yang menyusul di tempat kedua dan ketiga. Juara IV-X masing-masing diduduki Susi Sinambela, Elisabeth Lumbantoruan, Roslina Lumbantoruan, Mediana Nababan, Ayu Lestari Manalu, Susi Sianturi dan Benget Sihombing.
INFOKOM Mendatar
1. Isi barisan kotak No. 1 dan 5. Pertemuan (kotak No. 1) dengan para wartawan media massa (kotak No. 5) untuk menyampaikan informasi berita. 5. (Terkait No. 1 diatas). Media massa. 7. Pemasaran; Tidak hanya menjual produk perusahaan tapi juga termasuk promosi dan riset kebutuhan konsumen. 8. Asal kata dari bahasa Belanda, courant . 9. Bintang; Nama koran terbitan Malaysia. 10.Informasi yang tidak untuk diketahui umum. 13.Alat, perangkat, misalnya hardware komputer adalah _____ keras. 14.Penerbitan pers yang ukurannya lebih kecil dari suratkabar. 16.Sudut pandang; Nama majalah terbitan Jakarta. 18.Masa antara dua kejadian yang bertalian: Jangka waktu untuk istirahat. 19.Lebih aktif. 20.Menyimpang dari arah. 21.Sumber pemasukan besar media massa.
22.BUMN yang disorot jika sering mati lampu. 23.Website.
Menurun
1. Juru ulas suatu berita. 2. Orang yang memberi informasi. 3. Koran yang tidak laku dijual dan dikembalikan oleh agen kepada penerbit. 4. Nyaman dan sehat; Masih baru. 5. Penyiaran kabar-berita (benar maupun salah) dengan tujuan untuk mencari pengikut atau dukungan. Sering dilakukan saat perang. 6. Bersifat merangsang perasaan (emosi dsb); Menggemparkan. 11. Kumpulan peraturan/prinsip yang bersistem, misalnya menyangkut etika jurnalistik. 12. Penerima pesan dalam komunikasi dari komunikator. 13.Alat tulis wartawan. 15.Sketsa biografis; Tulisan khusus tentang seseorang. 16.Meliputi seluruh dunia, dipakai untuk nama koran terbitan Medan. 17.Nama panggilan pembawa acara laporan berita/ wawancara di TvOne. 19.Persatuan Wartawan Indonesia.
Lomba lari 10 K PDT 2010 mengambil start dari afron 2 Bandara Silangit dan finish di lokasi gantole panaroma huta Ginjang Kecamatan Muara usai dibuka Sekdakab Taput Sanggam Hutagalung MM dan disaksikan Ketua PDT 2010 Parlindungan Purba, Dandim 0210/TU Kol Inf H Sianturi, Kapolres Taput AKB IKGWijatmika, Kasi Intel Kejari Tarutung Marcos Simare-mare SH dan lainnya. Saat penutupan, Parlindungan Purba memberikan hadiah uang tunai melalui reke-
ning di Bank Sumut bagi pemenang lomba. Dari 560 peserta lomba, 10 juara putra maupun putri menerima hadiah tabungan tersebut. Di kelompok putra, juara disandang Tumpak Manik (Kompi 123 Lapogambiri). Posisi kedua Welman Pasaribu dan Alex Sihotang petingkat ketiga. Pelengkap 10 besar terdiri dari Feisal Pasaribu, Mangatas Silaban, Pungu Sianturi, Jefri Simanungkalit, Lamsihar Siregar, Monang Simamora dan David Sihombing. (c12)
Sudoku 10x10
Isi kotak kosong dengan angka 0 sampai 9. Tidak boleh ada pengulangan angka mendatar, menurun, maupun di dalam kotak 5x2 bergaris tebal. Tidak ada keterlibatan matematika, hanya perlu pertimbangan dan logika. Jawaban di halaman A2 kolom 1.
0 7 3 6 5 1
6 1
3 0
2 6
8 3
3 9 2 1 6 4
4 6
5 0 8 7
4 8 2 5
2 9
0 6 9 4 8 2
3 2
7 6
2 7
0 8
8 9 6 7 4 0 e1
Sport
A12
WASPADA
Sabtu 23 Oktober 2010
Webber Mulai Tersenyum YEONGAM, Korsel (Waspada): Pemimpin klasemen kejuaraan dunia balap mobil F1, Mark Webber, sukses menjadi pembalap tercepat di sesi latihan kedua GP Korea di Sirkuit Internasional Korea, Yeongam, Jumat (22/10). Pembalap asal Australia yang membela bendera Red Bull itu membukukan waktu terbaik 1 menit 37,942 detik setelah melahap 23 putaran. Sementara itu, driver Ferrari Fernando Alonso mengitari 30 lap untuk mencatat 1:38,132 detik atau terpaut 1,190 detik. Catatan waktu Webber juga lebih cepat daripada raihan pembalap McLaren Lewis Hamilton yang memuncaki sesi latihan pertama dengan waktu 1 menit 40,887. Dengan kondisi cuaca yang membaik serta terbiasanya para pembalap dengan sirkuit yang pertama kalinya menggelar seri F1 ini, semua unggulan bergantian mencatat waktu tercepat. Alonso merupakan driver yang pertama mencatat waktu tercepat, sedangkan pem-
balap Mercedes GP yang juga juara dunia tujuh kali, Michael Schumacher, sempat menembus empat besar sebelum melorot ke posisi 12. Selain Hamilton, Jenson Button juga sempat memimpin. Button sendiri menduduki posisi kelima setelah mesin belakangnya sempat kepanasan dan membuat kru McLaren harus mengeluarkan pemadam kebakaran untuk mengatasi asap dari mesin. Pembalap Ferrari asal Brazil, Felipe Massa, berada di posisi keenam meski sempat mengalami masalah dengan kendali mobilnya. Rekan setim Webber, Sebastian Vettel, harus puas berada di posisi tujuh atau di depan driver Renault Vitaly Petrov dan Nico Rosberg (Mercedes GP). (auto/h09)
Hasil Free Practice II: Mark Webber Fernando Alonso Lewis Hamilton Robert Kubica Jenson Button Felipe Massa Sebastian Vettel Vitaly Petrov Nico Rosberg Kamui Kobayashi Nick Heidfeld Michael Schumacher Rubens Barrichello Vicantonio Liuzzi Adrian Sutil Nico Hulkenberg Jaime Alguersuari Sebastien Buemi Hekki Kovalainen Jarno Trulli Timo Glock Lucas di Grassi Sakon Yamamoto Bruno Senna
SAN DIEGO, AS (Waspada): Pebasket Los Angeles Lakers, Sasha Vujacic, mengklaim telah bertunangan dengan petenis cantik asal Rusia, Maria Sharapova. “Kami berdua telah bertunangan dan sangat bahagia. Hal ini baik sekali dan kami kini dapat fokus pada hal-hal lain,” kata Vujacic sebelum menghadapi Golden State Warriors dalam laga pramusim NBA, Jumat (22/10). Agen Sharapova pun membenarkan pernyataan tersebut melalui e-mail kepada AP. Dikatakan, Vujacic melamar Sharapova saat perayaan setahun hubungan kedua atlet kondang itu. “Gaya-gaya sekolah memang, namun saya harus
16 Petinju Sumut Berlaga Kejurnas Di Aceh
RANTAUPRAPAT ( Waspada): 16 petinju Sumatera Utara (Sumut) yang terdiri dari 10 putra dan enam putri berlaga di Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Tinju Senior Elit di Provinsi Aceh, 22-30 Oktober ini. Ketua Pengprov Pertina Sumatera Utara DR H Freddy Simangunsong MBA didampingi Sekretaris Pertina Sumut Drs Edi Sibarani, Kamis (21/10) mengatakan, atlet tinju yang berlaga merupakan petinju berprestasi dan terbaik di kelasnya masing-
masing. Sebelumnya, para petinju tersebut telah diseleksi di Kejuaraan Tingkat Sumut yang digelar selama dua hari di Labuhanbatu memperebutkan Piala Kapolres L Batu. Freddy pun berharap atlet tinju Sumut dapat mengukir prestasi dan membawa nama harum provinsi Sumut dan Indonesia secara umum. Kelompok putra diwakili M Ramadhani dari Langkat (48 kg), Zakaria Pasaribu (Medan/51 kg), Romiansyah Nasution (Tapsel/54 kg), Tra ma-
1: 37.942 + 0.190 detik 0.337 0.776 0.784 0.878 1.262 1.325 1.326 1.622 1.646 1.656 1.870 1.939 2.029 2.536 2.636 2.954 4.831 4.859 5.173 6.097 7.224 8.707
Masha-Sasha Bakal Bersatu
newssport
●
(Australia/Red Bull-Renault) (Spanyol/Ferrari) (Inggris/McLaren-Mercedes) (Polandia/Renault) (Inggris/McLaren-Mercedes) (Spanyol/Ferrari) (Jerman/Red Bull-Renault) (Rusia/Renault) (Jerman/Mercedes GP) (Jepang/Sauber-Ferrari) (Jerman/Sauber-Ferrari) (Jerman/Mercedes GP) (Brazil/Williams) (Italia/Force India) (Jerman/Force India) (Jerman/Williams) (Spanyol/Toro Rosso) (Swiss/Toro Rosso) (Finlandia/Lotus) (Italia/Lotus) (JermanVirgin) (Italia/Virgin) (Jepang/HRT) (Brazil/HRT)
rka Siregar (Langkat/57 kg), Feriansyah (Asahan/60 kg), Putra Sandi (Asahan/64 kg), Daniel Pasaribu (Medan/69 kg), Benget Simorangkir (Medan/75 kg), Jhoni Herman (L Batu/81 kg) dan Edi Herianto (L Batu/91 kg). Untuk putri, bakal tampil Sadarmawati Simbolon (Medan/46 kg), Rumiris Simarmata (Medan/48 kg), Nurmala Dewi (Medan/51 kg), Ayu Anggraini (Medan/54 kg), Kristina Monti (Medan/57 kg) dan Siti Aisyah (Medan/60 kg). (a27)
melakukannya selayaknya seorang laki-laki,” kata Vujacic seraya mengaku belum menentukan waktu pernikahan. Guard asal Slovenia itu menjadi pemain yang cukup diandalkan Lakers. Musim lalu, Vujacic mencatat ratarata 2,8 poin dan 1,2 rebound dalam 67 pertandingan. Ini adalah musim keenamnya bersama Lakers. Sharapova sempat menobatkan diri sebagai ratu tenis dunia kala meraih gelar juara Wimbledon 2004, AS Terbuka 2006 dan Australia Terbuka 2008. Setelah sempat menempati peringkat satu dunia, prestasi Masha merosot karena cedera bahu hingga kini menduduki posisi 18 dunia. (m33/ap)
Reuters
Mark Webber (kanan) memuji Sirkuit Internasional Korea usai memimpin sesi latihan kedua di Yeongam, Jumat (22/10).
B2
Sumatera Utara
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
Kades Bagan Bilah Diduga Buat Peta Palsu PANAITENGAH (Waspada) : Kepala Desa Bagan Bilah, Kecamatan Panai Tengah, Kabupaten Labuhanbatu, Parsono dituding membuat peta di desanya yang diduga direkasa dan tidak dapat dipertanggungjawabkan. Hal itu dikatakan Kepala Bidang Investigasi LSM Patriot Indonesia Labuhanbatu Zainuddin Hasibuan, Jumat (21/10) di kantornya di Jalan Ahmad Yani Rantauprapat. Zainuddin memaparkan, semestinya peta yang ada di desanya itu mesti dibuat oleh bagian Pemkab Labuhanbatu yang dihunjuk bupati dan bukan dari pihak kecamatan yang mengeluarkan peta desa itu. “Kalau peta Desa Bagan Bilah yang dikeluarkan Camat PanaiTengah itu tidak dapat dipertanggungjawabkan oleh kepala desa itu karena masih kabur, apalagi wilayah itu masih status kawasan hutan lindung dan juga masih berada di horizontal 90 derajat masuk desa lain,” ucap Zainuddin. Menanggapi hal ini Zainuddin akan membuat surat kepada pihak Dinas Kehutanan dan Bagian Pemerintahan terkait peta yang dikeluarkan oleh Camat Panai Tengah itu agar dapat diusut oknum yang membuat peta yang disinyalir dipalsukan itu. (c01)
Illeggal Logging Di PTPN IV Ajamu 3 Makin Marak PANAITENGAH (Waspada): Aksi illeggal logging di PTPN IV Ajamu 3 di Afdeling III Panai Jaya semakin marak dan mereka tak segan-segan meracip kayu olahan yang akan diproduksi dan sepertinya sudah diback-up oleh oknum aparat terkait. Hal ini terlihat beberapa truk colt diesel keluar masuk ke Afdeling III membawa kayu olahan hasil racipan piringan itu tanpa merasa ada yang melihat aktivitas yang mereka lakukan. Hasil pantauan, Selasa (19/10) truk colt diesel itu membawa kayu olahan yang disinyalir tanpa dokumen tidak ada hambatan dari aparat yang terkait sehingga mereka leluasa memproduksi kayu illegal itu. Salah seorang warga sekitar yang enggan namanya disebutkan menuturkan, racipan piringan yang diproduksi PTPN IV itu sudah berlangsung lama dan itu tidak ada hambatan dari pihak aparat terkait. Ketika akan ditanyakan hal itu kepada Manajer PTPN IV Ajamu 3 Sumar terkait illeggal logging yang beroperasi di areal Afdeling III tanpa dokumen tidak dapat ditemui. (c01)
30 Pejabat Pemko Tanjungbalai Dilantik TANJUNGBALAI (Waspada) : Sebanyak 30 pejabat struktural dan kepala sekolah di lingkungan Pemko Tanjungbalai dilantik. Pada pelantikan tersebut Walikota Tanjungbalai Sutrisno Hadi melalui Plt.Sekdakot Tanjungbalai Abrin Siregar melantik 10 pejabat eselon III sebagai kepala bidang di beberapa dinas, Jumat (22/10). Dilanjutkan dengan pelantikan 18 pejabat eselon IV sebagai kepala seksi, kepala sub bagian, lurah serta sekretaris lurah dan satu kepala SD dan penilik luar sekolah. Dalam sambutannya Abrin mengatakan, mutasi jabatan bagi pegawai negeri sipil merupakan hal biasa dalam rangka upaya meningkatkan pembinaan bagi aparatur pemerintah. Khusus kepada lurah, kata Abrin, dalam mengemban tugas harus mampu mengendalikan diri agar tidak terjebak terhadap prilaku dan sikap yang meresahkan masyarakat. (crs)
Soal KEK, Tim Pemkab Lakukan Penyusunan Bersama ITS LIMAPULUH(Waspada):DPRD/Kab Batubara mendesak percepatan Kawasan Ekonomi Kusus (KEK) sebagaimana diprogramkan guna peningkatkan ekonomi rakyat.Desakan itu terungkap dalam sidang paripurna DPRD Kab Batubara dengan agenda jawaban bupati atas pemandangan umum fraksi Ranperda P APBD Tahun 2010, Kamis (21/10). SidangdipimpinWakilKetuaAsmadinataDalimunthe,dihadiri bupati yang diwakili Setdakab Drs Sofyan MM, para asisten, Kadis/Kakan, Kabag dan anggota dewan. Pemkab telah melakukan langkah terkait keinginan itu. ‘’Sampai hari ini tim terdiri Asisten II, H Iskandar Lubis, SH, Kepala Bappeda, Drs Sudarto dan staf ahli melakukan penyusunan naskah perjanjian yang lebih detail sebagai tindak lanjut MoU bersama Institut Teknologi 10 November Surabaya (ITS) sebagaimana ditandatangani sebelumnya,’’sebut Bupati OK Arya Zulkarnain, SH.MM. MoU kerjasama ditandatangani 30 September 2010 di Perguruan ITS, disaksikan Ketua DPRD Batubara Selamat Arifin SE serta study kelayakan untuk pembangunan KEK.Jelas diperuntukan. Mengenai perbedaan kenaikan pendapatan yang diusulkan dalam PAPBD sebesar Rp 62,6 miliar telah disesuaikan Peraturan Menteri Keuangan RI tentang penetapan perkiraan alokasi dana perimbangan seluruh kab/kota 2010 serta Perda tentang APBD Pemprovsu telah jelas peruntukannya terhadap belanja daerah baik bidang Pendidikan, Kesehatan dan Pekerjaan Umum. (a11)
Mahasiswa Etnis Tionghoa Terima Beasiswa RANTAUPRAPAT (Waspada): Untuk pertama kalinya, Pemkab Labuhanbatu memberikan beasiswa kepada mahasiswa yang berasal dari etnis Tionghoa. Inilah salah satu contoh perubahan di bawah kepemimpinan Bupati dan Wakil Bupati Labuhanbatu dr H Tigor Panusunan Siregar dan Suhari Pane. Dua warga Tionghoa itu adalah Sindy Komala Kaha yang mengambil program studi Sastra Cina Universitas Sumatera Utara (USU) dan Hans Andersen Kaha mengambil program studi Kimia di Institut Teknologi Bandung (ITB). Orang tua kedua mahasiswa merupakan buah perkawinan Wong Kok Huwa/Kahawarito dan Ng Su Tju yang tinggal di Jalan Jenderal Sudirman Rantauprapat. Kahawarito didampingi Sekretaris Indonesia Tionghoa (InTi) dan Paguyuban Sosial Marga Tinghoa Indonesia (PSMTI) Ir Johny SE Dip Cim kepada wartawan, Rabu (20/10) di Rantauprapat mengucapkan rasa terima kasihnya. Ketua InTi DR HC Sujian/Acan mengatakan, perubahan untuk kemajuan sesuai dengan visi dan misi bupati-wabup sudah terlihat. Jika dibanding dengan sebelumnya, mahasiswa yang mendapat beasiswa kebanyakan anak para pejabat yang masih memiliki kekuasaan dan kekuatan untuk mencatur nama calon penerima beasiswa mahasiswa berprestasi itu. (a27)
Tunda Penarikan Minyak Tanah Bersubsidi LIMAPULUH (Waspada): Asosiasi Pengkalan MinyakTanah (APMT) Kab.Batubara melayangkan surat kepada Bupati Batubara mengaju kan permohonan penundaan program konversi/penarikan minyak tanah bersubsidi tahap II di Batubara Surat APMT Batubara ditandatangani Ahmad Ghozali (Ketua), Kamaruddin Simangunsong (Sekretaris) No.001/APMT/ BB/X/2010, tanggal 21 Oktober 2010 itu antara lain sehubungan program Konversi Minyak Tanah tahap II di 8 Kab/Kota di Sumut dan pihak PT Pertamina UPMS I Medan mengurangi kuota penyaluran Minah sebesar 75 persen bulan Oktober, 82,5 persen November dan 90 persen Desember APMT Batubara mengajukan permohonan penundaan penarikanminyaktanahbersubsidimengingatkondisimasyarakat masih sangat membutuhkan Minah bersubsidi. Alasan lain karena banyak masyarakat trauma menggunakan elpiji 3 Kg disebabkan terjadinya kasus tabung elpiji 3 kg yang meledak di daerah lain kurangnya sosialisasi. (a30)
Waspada/Hasanuddin
DEMO: Pengunjuk rasa kelompok tani saat berorasi, Kamis (21/10) di halaman kantor DPRD Kabupaten Labusel.
Putusan MK Setara Undang-undang TANJUNGBALAI (Waspada) : DPP LBH Tegakkan Keadilan menyatakan, putusan Mahkamah Konstitusi setara dengan undang-undang dan sifatnya mengikat. “Jadi, tidak beralasan jika aparat hukum menyatakan tidak ada alat bukti sehingga dugaan money politics pada Pemilukada Tanjungbalaitakbisaditindaklanjuti,” kata anggota DPP LBH Tegakkan Keadilan Bidasari Lubis dan Ahmad Solihin kepada wartawan, Kamis (21/10) sore. Putusan MK yang merupakan akibat perbuatan pasangan calon nomor urut 6 jelas merugikan 8 pasangan calon lainnya baik moral maupun materi. Lebih lanjut dikatakan mereka, dengan adanya putusan MK itu, 8 pasangan calon lainnya dapat menuntut KPU, Pemko termasuk pasangan calon nomor urut 6 secara perdata ke pengadilannegeri.Dandana8pasangan calon pada Pemilukada putaran pertama lalu bisa dibebankan ke-
padaKPU,Pemkosertapasangan calon nomor urut 6. “ Intinya, kerugian 8 pasangan calon itu harus diganti,” tutur mereka. Dalamkasusini,lanjutmereka, bukan hanya 8 pasangan calon saja, tapi seluruh masyarakat TanjungbalaibisamenuntutKPU, Pemko maupun pasangan nomor urut 6 dalam kasus perdata secara class action. “Uang yang dikeluarkan pemerintah untuk Pemilukadalalumerupakanuang rakyat,” tegas mereka. PNS Netral WalikotaTanjungbalai Sutrisno Hadi mengimbau seluruh PNS di jajaran pemerintahannya untuk bersikap netral dan tidak berpihak kepada salah satu pasangan calon peserta Pemilukada ulang. “Tidak berapa lama lagi, kita akan melaksanakan Pemilukada ulang. Sebagai aparatur pemerintah kita terikat prinsip dan ketentuan berlaku yang mewajibkan kita bersikap netral tidak berpihak kepada salah satu calon,” kata walikota melalui Sekretaris Daerah Abrin Siregar pada pelantikan pejabat struktural dan Kasek di lingkungan PemkoTanjungbalai,
Jumat (22/10). Walikota mengimbau, Pemilukada dilaksanakan berkali-kali dapat menimbulkan kejenuhan di lingkungan masyarakat dan dapat menimbulkan apatisme. Untuk mengantisipasi itu, kata walikota, hendaknya kita semua menjadi corong bagi masyarakat untuk tetap menggunakan hak suaranya pada Pemilukada ulang nanti. Sementara itu Panitia khusus (Pansus) Pemilukadagate Tanjungbalai saat ini tengah menunggu surat balasan dari Mahkamah Konstitusi (MK) terkait jadwal pemungutan suara ulang di daerah itu. Demikian papar Ketua Pansus Surya Darma AR saat keluar dari Gedung MK dihubungi Waspada melalui telefon selular, Kamis (21/10) sore. Menurut Surya, Pansus telah mengajukan suratpermohonantertuliskepada MK untuk mempertimbangkan jadwal pemungutan suara ulang di 17 kelurahan, dilakukan setelah masa jabatan walikota berakhir. Dikatakannya, sesuai dengan amar putusan MK Nomor 166/ PHPU.D-VIII/2010 jelas disebut-
Penyaluran Dana Kompensasi Kelompok Tani Rp2,2 M Kisruh kan unsur pemerintah kota turut terlibat dalam tindak pidana money politics, sehingga jika pemungutan suara dilaksanakan sebelum masa jabatan kepala daerah berakhir, dikhawatirkan kejadianserupaterulangkembali. Dikatakan Surya, Pansus mempertanyakan kepada MK terkait hasil pemungutan suara ulang yang harus dilaporkan KPU selambat-lambatnya 60 hari setelah putusan. Menurut Surya, saat ini DPRD belum mengetahui pasti apakah hitungan 60 hari tersebut merupakan hari kerja atau hitungan kalender. “Jika MK menetapan 60 hari kerja,makapansusmemintaKPU untuk melakukan pemungutan ulangawalbulanDesember,”kata Surya. Namundemikian,kataSurya, jika MK menolak permohonan Pansus dan menetapkan 60 hari sesuai dengan hitungan kalender, maka DPRD tidak akan tinggal diam dan tetap berupaya menegakkan kejujuran dan keadilan di Kota Tanjungbalai. “Pansus hanya memohon, dan mudahmudahanMKmengabulkannya,” ucap Surya. (a37/crs)
RPJMD Asahan Jangan Sekedar Konsep KISARAN (Waspada): Rencana Pembangunan Jangka Menegah Daerah (RPJMD) Asahan disampaikan Bupati Asahan, diharapkan jangan sebatas konsep, namun dapat dilaksanakan sesuai ketentuan dan kebutuhan masyarakat. Hal itu disampaikan delapan Fraksi DPRD Asahan dalam rapat Paripurna beragendakan Pandangan Umum Fraksi terhadap RPJMD, Kamis (21/10). Ketua Fraksi Partai Demokrat,BudiantoLubis,mengatakan Pamkab Asahan RPJMD itu harus menyesuaikan program dengan anggaran yang ada, sehingga rencana itu tidak sebatas retorika, dengan mendongkrak sumbersumber PAD. “Kalau program bagus, namun tidak didukung dengan kemampuan anggaran, maka program itu hanya sebatas retorikasaja.PadadasarnyaFraksi Partai Demokrat mendukung sepenuhnya strategi dan arah kebijakan Bupati Asahan dalam
melakukan perubahan di Kabupaten Asahan ini,” ungkap Budi. Senada dengan Ketua Fraksi NuraniKeadilan,Warisno,menilai RPJMD Asahan yang disampaikan itu telah memenuhi jawaban terhadapisustrategis,tapirencana itu jangan hanya sekedar konsep teoritis yang terjebak dalam retorika kebijakan yang tidak diterapkan sesuai dengan visi dan misi Asahan. Namun dengan adanya rencana itu, diminta semua perangkat daerah mempunyai paradigma baru dalam merespon seluruh program yang ada di RPJMD tersebut. “Kami mengakui dokumen tersebut telah tepat waktu, aktual danbaikdarisegiperencanaannya, namun hal itu harus seimbang dengan kenyataannya yang terjadi di masyarakat, dan hal itu tidak terlepas dari peran serta SKPD dalam mensukseskannya,” kata Warisno. Sedangkan, Fraksi Partai Golkar, melalui juru bicara Ema-
ris, meminta peningkatan pelayananpublik,mendorong kualitas SDM berlandaskan iman dan taqwa, sehingga bisa mempercepat pembangunan di daerah. Sementara Fraksi PBR mempertanyakan tentang peningkatan kualitas dan produktifitas, seperti meminta penjelasan peluang apa saja untuk meningkatkan kesempatan kerja bagi warga Asahan. Bupati Asahan,Taufan Gama Simatupang dalam menyampaikan Nota Pengantar RPJMD, Jumat (15/10). Dia mengatakan secara sederhana rancangan itu dibuat berdasarkan empat misi pembangunanyaitu,terwujudnya Asahanyangreligius,sehat,cerdas damandiri.Halitudilakukan agar masyarakat bisa tumbuh dengan baik, pintar serta mampu menghadapi gejolak dan tantangan hidup. Sedangkan untuk mewujudkannya, kata Taufan, tetuang dalam enam misi yang akan ditempuh, seperti menata dan me-
ngelola pemerintahan yang amanah, bersih dan berwibawa secara akuntabel dan transparan dengan berorientasi pada pelayanan prima. Kemudian mendayagunakan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) untuk mengembangkan sumber daya manusia (SMD) berbasis keimanan dan ketakwaan terhadap Tuhan yang maha esa. Meningkatkan pembangunan sarana kesehatan yang merata, serta mengembangkan pola pembangunan partisipatif, proaktif, kreatif dan inovatif dengan menjadikan masyarakat sebagai basis utama pelaku pembangunan, serta mengelola kemajemukan masyarakat dengan menjunjung tinggi hak asasi manusia (HMA) dan memelihara kearifan lokal, ditambah lagi mendorong penegakan hukum dan HAM untuk menciptakan keamanan, ketertiban dan keadilan bagi masyarakat. (csap)
KOTAPINANG (Waspada): Warga Kelompok Tani Hamparan-I dan II Dusun Sumberjo, Desa Asamjawa, Labuhanbatu Selatan menuntut transparansi penyaluran dana kompensasi dari PT Milano kepada kelompok tani hamparan-I dan II sebesar Rp2,25 miliar. Kelompok tani minta penyaluran dana kompensasi itu supaya transparansi sebab dari dana Rp2,25 M yang disalurkan, ada Rp1 miliar lagi belum disalurkan kepada petani bahkan masih ada petani yang belum menerima dana kompensasi itu. Hal itu terungkap saat puluhan warga mengatasnamakan pemuda, mahasiswa dan Kelompok Tani Hamparan-I dan II Dusun Sumberjo Desa Asamjawa, Labuhanbatu Selatan berunjuk rasa Kamis (21/10) di kantor DPRD Labusel. Koordinator aksi unjuk rasa Erwin saat orasinya mengatakan, sesuai kesepakatan kelompok tani dengan perusahaan perkebunan PT Milano, perusahaan memberikan dana kompensasi kepada masyarakat Kelompok Tani Hamparan I dan II sebesar Rp2,25 M sebagai pengganti kerugian petani itu. Namun sampai sekarang dari Rp2,25 M yang dijanjikan Rp1,25 M belum terealisasi. Warga kelompok tani itu meminta penyaluran dana kompen-sasi itu supaya transparan, karena kemana uang Rp1M lagi diduga sudah raib, atau dialihkan, atau memang Rp1,25 M lagi belum direalisasi oleh PT Milano ?, teriak mereka. Selain itu kata Erwin adanya isu beredar menyebutkan ada segelintir oknum DPRD yang diduga “main mata” dalam persoalan dana konpensasi itu. Dalam pernyataan sikap massa pengunjuk rasa meminta DPRD untuk memastikan proses penyaluran dana itu secara transparan hingga sampai ke tangan para petani. DPRD diminta memanggil pihak yang terlibat dalam persoalan kompensasi itu seperti pihak PT Milano dan warga kelompok tani serta koordinator KelompokTaniY Hutabarat yang diduga menerima langsung dana kompensasi itu dari PT Milano. Usai berorasi sejumlah perwakilan pengunjuk rasa kemudian masuk ke ruang paripurna DPRD. Dalam pertemuan itu dipimpin Panggar Nasution serta anggota Pajariah Siregar, Hefrin Harahap, Oloan Sihotang dan Hasraruddin Nur Daulay. Pajariah Siregar mengakui, Y Hutabarat Cs, selaku koordinator kelompok tani ada memberi uang sebesar Rp60 juta kepada DPRD Labusel terkait persoalan kompensasi ini, dan Pajariah menegaskan hingga kini dana itu masih utuh dan disimpan karena uang itu dianggap sebagai uang panas, katanya. Sedangkan Oloan Sihotang dan anggota DPRD lainnya menegaskan pihaknya akan menanggapi persoalan tersebut serta membantu para petani hingga persoalan inituntas,kitaakanbantusampaipersoalaninituntas,tandasnya. Ketua DPRD Labusel Fery Andhika menyebutkan, dana ini seyogiyanya di peruntukkan sebagai ganti rugi tanaman sawitdiataslahaneksekusiyangsudahdimenangkanperusahaan perkebunan PT Milano. Sejatinya dana ganti rugi itu sebesar Rp2,25 M namun yang disalurkan kepada kelompok tani masih separuh dari nilai total yakni Rp1 M yang sudah di realisasikan kepada petani sedangkan sisanya kita tidak tahu di tangan siapa uang itu berada, tegasnya. Wakil Ketua DPRD Labusel Rahmadi saat dikonfirmasi Waspada menyebutkan menyangkut Rp60 juta kepada DPRD Rahmadi membantahnya tidak ada menerima uang seperti itu, kalau ada itu adalah oknumnya, bukan DPRD dan masalah Rp60 juta itu diminta harus diusut sesuai hukum yang berlaku, katanya. Panggar Nasution mengatakan dalam waktu dekat akan diundang duduk bersama antara kelompok tani, pihak perusahaansertaDPRDuntukmengkajiulangsecaratransparan sehingga tidak ada lagi masalah, tegasnya. (c05)
Dari Nias Berlanjut Ke Tanjungbalai PT BANK Sumut menyalurkan kredit khusus bagi kaum perempuan. Pinjaman ini sangat unik, karena ditanggung renteng dan diberikan berdasarkan kepercayaan kepada kelompok. Semua anggota kelompok menjamin anggota lainnya. Jika ada satu anggotanya telat atau kesulitan, maka anggota lain turut bertanggungjawab. Satu kelompok terdiri dari 20 kaum ibu yang bergelut di usaha mikro. Program ini bernama Kredit Peduli Usaha Mikro Sumut Sejahtera(KPUM-SS).Tujuannya, meningkatkan taraf hidup rakyat Sumut, dengan membantu penyediaandanakepadamasyarakat prasejahterayangmemilikiusaha mikro. Selain rencana memperbaiki taraf hidup keluarga pra sejahtera, juga sebagai upaya membina pengusaha mikro yang memilikikelayakanusahamikro(feasible), tetapi bankable sehingga
menjadi layak dan dapat menjadi nasabah Bank Sumut. Kreditlangsungini,plafonnya Rp 500 ribu sampai Rp 5 juta. Kendati sudah ada di 103 negara, namun di Indonesia baru Bank Sumut yang menerapkannya. Program ini pertamakali diterapkandiNiasdansejakAgustus2009 dikembangkan ke daerah lain, termasuk di Kota Tanjungbalai. “KPUM-SS untuk membuat kaum perempuan produktif dalammembantumensejahterakan keluarganya, dimana kaum ibu merupakan pioner atau ikut membantu suami meningkatkan kesejahteraan keluarga,” kata Direktur Utama PT Bank Sumut H Gus Irawan Pasaribu saat temu ramah bersama Kelompok Keuangan Mikro (KKM) peserta KPUM-SS di Kota Tanjungbalai, Kamis (21/10) sore. Gus Irawan bersama rombongan, antara lain Kepala Sekretaris Direksi dan Staf Kalimonang Siregar dan Pimpinan Cabang PT Bank Sumut Kota Tanjungbalai H Al Ansyari, khusus berkunjung dan temu ramah dengan KKM diTanjungbalaiuntukmemotivasi kaum ibu sekaligus sharing seputar pengembangan usaha. “Saya bahagia mengunjungi ibu-
ibu kelompok usaha mikro,” kata Gus Irawan kepada anggota KKM Sepakat, Mandiri, Pasartraktor, Rambutan, Perwira dan Malaka. UntukTanjungbalai, tercatat ada 34 KKM, dengan rincian 11 KKM di bawah naungan PT Bank Sumut Cabang Kota Tanjungbalai, 14 KKM di Cabang PembantuTanjungbalai, dan 10 KKM di Cabang Pembantu Pulorakyat. Gus Irawan menceritakan, program ini mulai dilakukan ketikaadatawarankerjasamadari Bank Pembangunan Asia di Filipina. Mereka menawarkan program ini bagi kaum perempuan untuk mensejahterakan keluarga. “Kita coba dan hasilnya sangat memuaskan, sebab laporan survey di Nias, ternyata pengembaliannyalancardanbagus, bahkan tercipta pula tabungan nasabah,” kata Gus Irawan. Gus Irawan berharap, kaum ibudiKotaTanjungbalaimengikuti jejak ibu-ibu di Nias. “Kalau bisa lebih cepat, lebih bagus. Program ini merupakan sejarah usaha mikro dan ibu-ibu ini akan ditulis dalam tinta emas,” kata Gus Irawan. KPUM-SS Tahap II Program KPUM-SS dijadikan
contoh oleh pemerintah pusat dalam upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat. Sampai kini, menurut Gus Irawan, sudah terbentuk 1.099 kelompok denganjumlahanggota27.100orang yangtersebardiSumutdandibina PT Bank Sumut. Untuk 1.099 kelompok itu, dana yang disalurkan mencapai Rp69 miliar, bahkan jumlah tabungan para kaum ibu itu sudah mencapai Rp 8 miliar.“Tidak ada pengembalian kredit yang macet, semuanya lancar,” kata Gus Irawan. Lebih lanjut dikatakan Gus Irawan, prinsip usaha dijalankan untuk waktu tidak terbatas dan harus ada pertumbuhan. Oleh sebab itu, PT Bank Sumut akan melanjutkan program KPUMSS tahap II. Program lanjutan ini akan menyalurkan kredit dengan plafon Rp 5 juta sampai Rp 50 juta, tapi diberlakukan agunan. “Harapan kami, ibu-ibu mampu melewati seluruh tahapanKPUM-SS,sehinggausahanya lebih besar dan kita akan bertemu lagi dalam bantuan pinjaman di atas Rp juta melalui KPUM-SS Tahap II. Untuk tahapan lanjutan ini,kitabekerjasamadenganBank JermandalambentukDiklat,”kata
Waspada/Rahmad F Siregar
KPUM-SS: Direktur Utama PT Bank Sumut H Gus Irawan Pasaribu temu ramah dengan kaum ibu peserta KPUM-SS di Kota Tanjungbalai, Kamis (21/10). Program ini tujuannya meningkatkan taraf hidup rakyat Sumut, dengan membantu penyediaan dana kepada masyarakat prasejahtera yang memiliki usaha mikro. Gus Irawan. Oleh sebab itu, Gus Irawan menyarankan, jika ada masalah harus diselesaikan bersama. “Marilah kita lebih giat dan rajin dalam menjalankan program ini
untuk membantu meningkatkan kesejahteraan keluarga serta menyekolahkan anak-anak sampai ke jenjang lebih tinggi,” papar Gus Irawan. Rahmad F Siregar
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
Sumatera Utara
Zulkarnain Damanik Minta USI Lahirkan Alumni Berkualitas
Satpol PP Di Kecamatan Untuk Gali PAD
SIMALUNGUN(Waspada):Menjelangberakhirnyamasatugasnya, BupatiSimalungunHTZulkarnainDamanik,Rabu(20/10)meresmikan gedung Auditorium Rajamin Poerba, gedung Fakultas Ekonomi dangedungPascaSarjanaUniversitasSimalungun(USI)sertapelantikan pengurus dan pengawas yayasan USI periode 2010 – 2015. Acara peresmian meskipun berlangsung secara sederhana namun memiliki makna yang tidak dapat dilupakan sepanjang lembaga universitas kebanggaan masyarakat Kabupaten Simalungun dan Pematangsiantar itu masih berdiri. Peresmian ditandai dengan penandatanganan prasasti oleh Bupati Simalungun Zulkarnain Damanik yang juga sebagai Ketua Pembina Yayasan USI. Bupati mengharapkan, USI sebagai wadah dan lembaga pendidikan tinggi, harus mampu melahirkan alumni yang berkualitas agar mampu bersaing dalam dunia lapangan kerja, serta memegang peranan penting dalam pembangunan di Kota Pematangsiantar dan Kabupaten Simalungun. Untuk mencapai itu, katanya, USI harus terus meningkatkan kualitas pendidikan para tenaga pengajarnya, sehingga bukan hanya berhenti pada tingkat pendidikan strata 1 (S-1) saja, tetapi terus menggali ilmu dan secara legalitas harus berusaha meraih gelar S-2 dan S-3. (a15)
Humas Samosir Dinilai Boroskan Anggaran SAMOSIR (Waspada): Pasca Pemilukada Samosir yang menetapkan Bupati Samosir Mangindar Simbolon danWakil Bupati Mangadap Sinaga, Juni lalu ternyata berdampak terhadap kondisi keuangan yang semakin sulit bagi sebagian besar Satuan kerja (Satker) di lingkungan Pemkab Samosir. Sulitnya keuangan di beberapa SKPD seolah tidak berdampak bagi Satker Humas Pemkab Samosir, dimana saatt kesulitan keuangan yang hampir menyentuh seluruh dinas di lingkungan Pemkab Samosir, Humas Samosir tidak pikir panjang dengan melakukan pemborosan anggaran yang bersumber dari APBD Samosir TA 2010. “Dilihat dari sisi konteks kehidupan masyarakat Samosir secara menyeluruh,seharusnyaKabagHumasPemkabSamosirharusmelihat realita bahwa Samosir masih tergolong daerah tertinggal, sehingga tidak perlu mengambil kebijakan yang tidak pro rakyat,” ujar Ketua IkatanPersKabupatenSamosirPardameanNaibaho,Kamis(21/10).(c10)
KNPI Binjai Donor Darah BINJAI (Waspada): Memeriahkan Hari Sumpah Pemuda ke82DPDKNPIKotaBinjaibesertaOKPseKotaBinjaimenyelenggarakan kegiatan donor darah, Rabu (20/10) di Kantor DPD KNPI Kota Binjai. Kegiatan ini merupakan salah satu bentuk kepedulian sosial Pemuda /KNPI terhadap masyarakat Kota Binjai yang membutuhkan, hal itu dikatakan Yopie Iraguswandi selaku koordinator kegiatan. Kegiatan donor darah ini bekerja sama dengan Rumah Sakit Umum Dr Djoelham Binjai dan tidak hanya melibatkan pemuda tetapi TNI, Polri PNS yang bertugas di Kota Binjai juga terlibat dalam kegiatan sosial ini. Hal senada juga dikatakan Sekretaris KNPI Kota Binjai Syahran Yusup yang didampingi M Sazali A Haris Nasution, Zulnafizet Ama PD, Rubiah Hanum serta pengurus lainnya. (a04)
Jembatan Rangka Baja Jalan Lingkar Awal November P. BRANDAN (Waspada): Kontruksi jembatan rangka baja yang diimpor dari Australia untuk pemakaian jembatan Jalan Lingkar Securai – Alur Dua diperkirakan akan rampung pekerjaan-nya di awal November mendatang. Ir M Situmorang selaku Direktur PT Mega Jaya kepada wartawan, Senin (18/10). Menurutnya, bangunan konstruksi ini cukup mahal harganya dan ia juga berharap kepada masyarakat samasama untuk menjaga dan merawatnya sehingga jembatan ini bisa bertahan mencapai 25 tahun imbuhnya. “Saat ini sedang dikerjakan pada bagian badan jalannya dengan melakukan pengecoran siang dan malam selain mengaspal hotmix kiri kanan badan jalan,” tambahnya.(c02)
Bangun Pos Penyuluhan P. BRANDAN (Waspada): Dinas Perikanan dan Kelautan Kabupaten Langkat pada anggaran APBD 2010 ini akan membangun Pos Penyuluhan di lahan Dinas Perikanan Pemprovsu di DesaTangkahan Durian, Kec. Brandan Barat, Langkat. Demikian M Yamin Pasaribu ketika ditemui Waspada, Selasa (19/10). “Pembangunan gedung pos penyuluhan yang dibangun berukuran 9 x 9 meter permanen sebagai tempat penyuluhan bagi para nelayan diTeluk Haru ini yang selama ini belum memiliki gedung pos penyuluhan,” katanya. Berapa besarnya pagu dana belum diperoleh dan saat ini tahap pertama sedang dilaksanakan pekerjaan pembuatan pondasinya, ujar Yamin. (c02)
B3
Waspada/Edi Saputra
MEMBAHAYAKAN: Mobil minibus melintas di bawah salah satu pohon Mahoni yang berusia sekira 32 tahun yang berada di bahu Jalan HT Rizal Nurdin, tepatnya dipintu masuk ke Gang Serai, Desa Pantai Cermin. Kec. Pantai Cermin. Kondisi batang pohon sudah miring ke badan sehingga jalan sehingga mengancam keselamatan warga dan pengguna jalan. Foto direkam, Minggu (17/10).
Pohon Di Bahu Jalan Ancam Keselamatan PANTAI CERMIN (Waspada): Puluhan pohon jenis Mahoni yang sudah berusia 30-an tahun yang ditanam di bahu Jalan HT Rizal Nurdin, Kec. Pantai Cermin, Kab.Serdang Bedagai menuju obyek wisata Pantai Cermin Themepark keberadaannya mengancam keselamatan masyarakat dan pengguna jalan.
Karena sudah terlalu tua usianyaditambahrindangnyacabang pohon itu hingga posisinya mulai miring ke badan jalan sementara jikaditerpaanginkencangdisertai
hujan sering kali cabang-cabang itu menyentuh kabel listrik tegangan tinggi milik PLN. Seorang warga Sergai Nasri Chas, kemarin menegaskan, sudah seharusnya puluhan pohon Mahoniyangberadadibahujalan ituditumbanglaludigantidengan bibit tanaman baru. Menurut Nasri sepanjang jalanitusetiapharinyaselaludilalui kendaraan karena jalan tersebut merupakan jalur umum menuju kawasan menuju wisata dan ratarata pohon-pohon itu tingginya mencapai15meter danbeberapa pohon kondisinya miring ke badan jalan dan sering mengakibatkan pengguna jalan celaka. Kadis Kehutanan dan Perkebunan Sergai Ir HM Taufik Batubara, MSi ketika dikonfirmasi Waspada, kemarin menggatakan jika memang keberadaan pohon-
pohon tersebut sudah mengancam keselamatan warga sekitar dan pengguna jalan sudah selayaknya ditumbang dan diremajakan kembali. Namun terlebih dahulu pihak desa diminta membuat Peraturan Desa (Perdes) tentang pemanfaatan hasil penjualan kayunya karena terkait pembayaranretribusikePemkab. Selainituuntukmengatisifasitimbulnya permasalahan ke depan, jelasnya. “ Prinsipnya kami sangat merespon hal tersebut terlebih usulan penebangan dan peremajaan kembali datangnya dari masyarakat dan keberadaan pohon-pohon tersebut sudah masuk dalam kategori membahayakan dan jika persyaratan dari pihak desa telah terpenuhi kita akan segera memprosesnya,” tambahnya. (ces)
Terobosan BUMD Madina Menggali PAD PANYABUNGAN(Waspada): Untuk menggali pendapatan asli daerah (PAD) Madina lebih meningkat, Pemkab Madina melalui BUMD sedang berupaya mereformasistrukturdengannembuat terobosan baru membentuk perseroan. Dengan perseroan itu, tahun depan diharapkan mampu mendirikan unit usaha yang luas dan ditangani secara profesional melibatkan penyertaan modal dan sistem keuangan yang profesional dan akuntabel. DemikiandijelaskanDirektur Utama BUMD Madina Erwin Nasution didampingi Direktur I Amin Daulay, Kamis (21/10) di
kantornya. Erwin menjelaskan, denganperluasanperseroanakan mampu mengembangkan kerjasama investasi di Madina sistem terbuka. Katanya, untuk percepatan usaha, BUMD tahun ini berinisiatif melakukan usaha jangka pendek dari program kopi Mandailing, dengan industri mini pengelolaan buah kopi menjadi bubuk kopi (roast bean mandailing kopi). Sedangkan sumber bahan bakukopidibelidaripetani/pengumpul kopi pada sentra kopi di Madina tepatnya di Kecamatan Pakantan. Saat ini, program di BUMD masih melanjutkan in-
vestasi usaha program yang ada agar tidak menjadi investasi siasia. Kemudian, program kopi Mandailing yang sifatnya pilot projek tujuannya untuk mengangkat dan mengembalikan kejayaan kopi Mandailing yang sudah memiliki pangsa/promo sebagai kopi terbaik dunia. Untuk mencapai tujuan itu, BUMD sudah membudidayakan varietaskopiasliMandailingseluas 65hektaresejak2008.Untukperawatan kopi itu memerlukan waktu 3 sampai 5 tahun. (csh)
PANYABUNGAN (Waspada) : Penugasan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) di kecamatan merupakan upaya Pemkab Madina untuk menggali, mengawasi, serta mencari sumbersumber kekayaan alam (SDA) yang berpotensi menambah PAD untuk percepatan pembangunan dan kesejahteraan ekonomi masyarakat. Pernyataan itu dijelaskan Pelaksana Kakan Satpol PP Madina Nur Kholis, Jumat (22/10) di ruang kerjanya usai memberikan arahan dan bimbingan kepada personil Satpol PP yang berangkat bertugas di kecamatan. Selama bertugas, personil Satpol PP berada di bawah pengawasan camat. Penugasan Satpol PP terbagi dalam empat zona antara lain, zona I terdiri 6 petugas meliputi wilayah Kecamatan Siabu, Bukit Malintang, Naga Juang, dan Panyabungan Utara dengan zona inti di Kecamatan Siabu. Zona II dengan 5 personil meliputi wilayah Kecamatan Panyabungan, Panyabungan Selatan danHutabargotdenganzonaintidiPanyabungan. Zona III dengan 5 personil meliputi Kecamatan Puncak Sorik Marapi, Tambangan, Kotanopan, Pakantan dan Muarasipongi dengan zona inti di Kotanopan.
Sedangkan Zona IV dengan 6 personil meliputi wilayah Muarasoma, Linggabayu, Natal, SinunukandanBatahanyangdipusatkandiNatal. Di setiap kecamatan, para personil diwajibkan memberikan penjelasan kepada masyarakat terkait misi tugas dalam mendata dan mengawasi sumber-sumber PAD seperti, galian C, hasil bumi dan tambang. Kemudian tempat izin usaha seperti rumah makan, kafe, tempat hiburan, bengkel, angkutan umum, serta berbagai usaha makro/mikro masyarakat yang berpotensi menghasilkan PAD. Dengan pola demikian, usaha masyarakat dapat terinventarisasi pemerintah secara terarah untuk memperoleh pendapatan yang seimbang baik bagi masyarakat dan juga pemerintah daerah. Dijelaskan Kholis, dengan adanya personil Satpol PP bekerjasama dengan pihak muspika, pengeksploitasi potensi kekayaan alam secara ilegal akan terhindar dari orang-orang tidak bertanggungjawab. Karena itu dalam menjalankan tugas, personil Satpol PP dituntut disiplin, bertanggungjawab, mengayomi dan tidak melakukan hal-hal yang dapat merusak nama korps. (csh)
Tunjab Tanpa Penerapan PP 41 Harus Dikembalikan SIBUHUAN(Waspada):Menyusulpenerapan PP 41 tahun 2007 tentang struktur organisasi perangkat daerah di lingkungan Pemkab Padanglawas yang sampai saat ini belum terlaksana, tunjangan jabatan yang dibayarkan sebelum dilantik kembali sesuai tuntutan PP 41 harus dikembalikan. Demikian Ketua Fraksi PPP DPRD Padanglawas, Jumat (22/10) menanggapi pelaksanaan PP 41 di lingkungan Pemkab Padanglawas yang sampai sekarang belum terealsasi. Dikatakan,sesuai data yang disampaikan Badan Kepegawaian, Perpustakaan dan Arsip Daerah (BKPAD) Padanglawas, dari 507 jabatan eselon, termasuk eselon IV, III maupun eselon II, dan masih ada 457 jabatan eselon yang belum defenitif dan dilantik. Bila mengacu pada PP 41, sebelum dilantik kembali,makatunjanganjabatantelahdibayarkan harus dikembalikan, karena jabatannya belum
sah sepenuhnya. Keterlambatan pelaksanaan PP 41 itu tidak memiliki alasan, karena tidak ada hal yang menghambat dan menyebabkan keterlambatan pelaksanaan peraturan tersebut. Bahkan telah berimbas pada kinerja satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang terkesan lamban, itupun sepertinya tidak ada teguran dari pimpinan pemerintahan, bupati dan wakil bupatimaupunSekda,sehinggamembingungkan masyarakat. Belum lagi masalah kinerja Dinas Pekerjaan Umum dan Pertambangan Energi Mineral yang terkesan amburadul, termasuk pekerjaan proyek tanpa papan plank proyek, serta keterlambatan pelaksanaan atau pelaksanaan yang tidak sesuai jadwal tahapan pekerjaan. Sebab tidak sedikit proyek yang belum melakukan penandatangan kontrak. (a32)
Pejabat SKPD Berkualitas Diberdayakan SIMALUNGUN(Waspada):Kalanganpejabat pimpinan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di jajaran Pemkab Simalungun diminta tidak terpengaruh dengan adanya isu mutasi pejabat secara besar-besaran yang sengaja dihembuskan orang yang tidak bertanggungjawab menyusul semakindekatnyapelantikanBupati/WakilBupati Simalungun terpilih periode 2010-2015. Hal tersebut kembali ditegaskan Bupati Simalungun terpilih DR JR Saragih, kepada wartawan di wisma Humanitas di Jalan Sangnaualuh, Kec. Siantar, Rabu (20/10). JR Saragih memastikan setelah dilantik pihaknya tidak akan melakukan pergantian pejabat di jajaran Pemkab Simalungun secara total, tetapi tetap memberdayakan pejabat lama yangmemilikikualitasdankinerjayangbaikuntuk meningkatkan pembangunan di Simalungun. JR Saragih mengatakan, tidak ada intervensi danpercaloandalampenempatanpejabat.Untuk itu dia meminta para pejabat tidak terpengaruh bila ada oknum yang datang dan menyatakan mampu mengurus penempatan pejabat. Menurut dia, di Pemkab Simalungun itu masih banyak SDM yang dapat diberdayakan. Hanya saja penempatannya harus sesuai dengan
tempatnya. Dia juga mengatakan, pejabat yang dibutuhkan untuk membangun Simalungun adalah pejabat yang memiliki daya juang tinggi artinya berkinerja baik, berkualitas, disiplin dan bukan karena dia anggota tim sukses. Dikatakan, setelah dilantik nanti pihaknya mengakui akan melakukan rotasi, tetapi rotasi awal yang dilakukan khususnya untuk mengisi jabatan yang kosong dan pejabat yang pindah. “Wewenang menentukan pejabat di Simalungun itu mutlak wewenang bupati, bukan wewenang tim sukses,” kata Saragih. Sedangkan terkait pejabat yang pindah pasca Pilkada, JR Saragih menyayangkannya. Menurutnya, pejabat tersebut seharusnya tidak perlu pindah, apalagi pejabat yang pindah itu diketahui memiliki kinerja baik. Sebagaimana jadwal yang ditetapkan DPRD Simalungun, pelantikan Bupati danWakil Bupati Simalungunterpilihperiode2010-2015,JRSaragih dan Nuriaty Damanik dilaksanakan pada 28 Oktober 2010 sesuai dengan berakhirnya masa tugas Bupati/Wakil Bupati Simalunguin periode 2005-2010 HT Zulkarnain Damanik dan Pardamean Siregar. (a15)
Sumatera Utara
B4
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
RTRW Padanglawas Belum Jelas SIBUHUAN (Waspada): Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Kabupaten Padanglawas sampai saat ini masih belum jelas. Sehingga dalam pelaksanaan pembangunan masih belum memiliki konsep tata ruang. Hal itu sesuai dengan keterangan yang diperoleh di kantor Badan Perencanaan, Penelitian Pembangunan dan Penanaman Modal Daerah (Bapelitbang dan PMD), Kamis (21/10). Menurut Kepala Bappeda PalasSamsulAnwarLubismelalui Kabid Perencanaan Thamrin
Waspada/Ahmad Cerem Meha
MONITORING: Anggota Komisi IV DPRD Tapanuli Selatan melakukan monitoring pendidikan dan bertemu dengan guru SMAN 1 Angkola Timur di Desa Marisi, Kamis (21/10).
Komisi IV DPRD Tapsel Monitoring Sekolah ANGKOLA TIMUR (Waspada) : Anggota Komisi IV DPRD Tapanuli Selatan melakukan monitoring di SMA Negeri 1 Angkola Timur, Desa Marisi, sekaligus menerima aspirasi dari para guru yang bertugas di sekolah itu, Kamis (21/10). Koordinator Komisi IV yang sekaligusWakilKetuaDPRDTapsel HTongku Makbul, bersama ang-
gota antara lain H Darwis Sitompul, Indra Sakti, H Gunawan Siregar beserta para pendamping dari sekretariat kantor. Sebelumnya para anggota komisi bidang pendidikan itu melihat kondisi fisik dan kelengkapan untuk kegiatan belajar yang turut didampingi para guru Menurut guru di sekolah itu, peralatan komputer di labrato-
riumTIK (Tekonologi Ilmu Komputer) minim karena hanya 9 unit komputeryangada,namun3unit rusak.Wakil Ketua DPRD Tapsel TongkuMakbulmeyebutkan,untuk peningkatan mutu pengetahuan ilmu teknologi terhadap siswa di SMA Negeri 1 Angkola Timur, harus didukung dengan fasilitas pendidikan seperti komputer dan alat peraga. (crm)
Tangis Iringi Keberangkatan Calhaj Madina PANYABUNGAN(Waspada): Ribuan keluarga dan sanak saudara mengantar keberangkatan 450 calon jamaah haji asal KabupatenMandailingNatalyangdilepasPjBupatiMadinaAspanSofian dari Masjid Agung Nur Alan Nur AekGodangPanyabungan,Kamis ( 21/10) sore menuju asrama haji di Medan sebelum diterbangkan ke tanah suci. Dengan linangan air mata dan lambaian tangan para pengantar yang sengaja menyempatkandiridatangkelokasimasjid melepas keberangkatan rombongan calon haji yang akan menggapaikemabrurandantergabung dalam kelompok terbang (kloter) 11 Embarkasi Polonia Medan itu. Peristiwa yang mengharukan terjadi di masjid itu, dimana ada tetes air mata, ada kebersamaan, ada niat, dan ada motivasi bagi
yang menyaksikan dan ada rindu untukmengulangbagiorangyang telah merasakan. Kepala Kantor Kementerian Agama Madina Mukhsin Batubara mengatakan, total calon jamaah haji asal Madina yang berangkat tahun ini sebanyak 489 orang, terdiri dari 188 laki-laki dan 301 perempuan. Jumlah ini meningkat sekitar 8,9 persen dari 2009 yaitu sebanyak 449 calhaj. “Kecamatan paling banyak memberangkatkan calon jamaah haji tahun ini adalah Panyabungansebanyak145orang,sementara tiga kecamatan yakni Ulupungkut, Muarasipongi dan Pakantan belum mendapat kuota haji,” katanya. Dia mengungkapkan calhaj tertua Madina musim haji tahun ini untuk golongan laki-laki yaitu Raja Baginda Lubis asal Manisak,
Kecamatan Ranto Baek dengan usia 86 tahun, calhaj perempuan Balia asal Panyabungan Barat dengan usia 85 tahun. “Sementara calhaj termuda laki-laki yaitu M.Nurdin 20 tahun asal Panyabungan dan calhaj perempuan yakni Rika Rahmayani dengan usia 28 tahun asal Panyabungan,” tambahnya. Pj Bupati Madina mengharapkan agar seluruh calon haji asal Kabupaten Mandailing Natal ,mulai dari keberangkatan hingga kembali ke tanah air selalu memupuk rasa persatuan dan kesatuan,saling bahu membahu serta tolong menolong. Pemberangkatan calon haji tersebut juga ditandai dengan penyerahan bendera pataka oleh Pj Bupati Madina Aspan Sofian kepada ketua kloter H Ahmad Zainul Khobir Batubara. (a24)
Pj Bupati Madina Diminta Tegur Kepala SKPD PANYABUNGAN(Waspada): PjBupatiMadinaAspanBatubara diminta menasehati dan menegur semua jajaran Kepala Satuan Perangkat Kerja Daerah (SKPD), khususnya yang hadir dalam sidang paripurna pembahasan RAPBD Tahun 2010, Selasa (19/ 10) di gedung dewan. Pasalnya, para kepala SKPD yang hadir dalam sidang itu menyoraki Ketua Fraksi Perjuangan Reformasi,BinsarNasutionketika membacakan pandangan fraksi atas nota jawaban bupati. Sorakan itu beberapa kali terdengar riuh dan mengganggu jalannya sidang. Akibatnya, pimpinan sidang Syarifuddin Ansari (Todonk)
bersikap keras dan tegas dengan memukul palu beberapa kali hingga ruangan sidang sempat hening. WakilKetuaFraksiPerjuangan Reformasi DPRD Madina Iskandar Hasibuan, Rabu (20/10) di Panyabungan sangat menyayangkan sikaf para kepala SKPD yang bersikaf tidak terpuji. Pj Bupati Madina diharapkan supaya memberikan bimbingan saat apel pagi agar para SKPD menunjukkan etika yang lebih baik, utamanyadiGedung DPRDyang notabenesimbolkekuatanrakyat. “Ini tidak bisa ditolelir dan harus disikapi agar tidak terulang. Karena siapapun dia yang hadir wajib menghormati apa yang
disampaikananggotadewan,yang memiliki hak imunitas bicara,” ucap Iskandar. Dalam pandangan fraksinya, Perjuangan Reformasi menyoroti dugaanbanyaknyapermasalahan yang terjadi dalam tubuh BUMD, serta meminta supaya MoU antara Pemkab Madina dengan pengelola Madina Square ditinjau ulang kembali. Alasannya, saat ini pengembangan MadinaSquarekesannya menghabiskan uang rakyat saja karenasampaisekarangpengembangan bangunan itu semakin tidakjelasarahnya.Bahkan,bagian belakang bangunan yang masih gantung kondisinya terlihat mulai lapuk. (csh)
Gubsu Kunker Ke Madina PANYABUNGAN(Waspada): Gubernur Sumut Syamsul Arifin dan rombongan rencananya akan melakukan kunjungan kerja selama dua hari ke Kabupaten Mandailing Natal (Madina), Minggu (24-25/10) menghadiri beberapa kegiatan. Demikian Kabag Humas Pemkab Madina Taufik Lubis, kepada Waspada, Rabu (20/10) di ruang kerjanya. Katanya, rombongan Gubsu menurut jadwal yang diterima sampai di Madina Hari Minggu (24/10) untuk silaturrahmi ke Pondok Pesantren Musthofawiyah Purba Baru dan
Darul Ikhlas Dalan Lidang Panyabungan. Kemudian Hari Senin (25/ 10) siang, Gubsu menghadiri sekaligus meresmikan pengoperasian pabrik kelapa sawit terbaru PT Perkebunan Sumatera Utara di Kecamatan Lingga Bayu. Pabrik itu diperkirakan mampu mengolah sawit sebanyak 18 ton per jam atau 450 ton per hari. Dengan adanya mesin pengolahan buah sawit itu diharapkan dapatbermanfaatuntukmeningkatkan taraf perekonomian dan kesejahteraan masyarakat setempatkhususnya,Madinaumumnya.
Setelah meresmikan mesin pengolahan sawit, Senin (25/10) malamGubsuakanmengadakan silaturrahmi dengan para tokoh masyarakat, agama, alim ulama, dan elemen lainnya di Panyabungan yang dipusatkan di Hotel Paya Lothing. Untuk menyambut kedatanganGubsu,PemkabMadinasaat ini sudah mulai melakukan berbagai tahapan persiapan baik itu meninjau lapangan dan mengadakan rapat resmi di aula kantor Bupati Madina, Rabu (20/10), sehingga acara nantinya berjalan dengan lancar. (csh)
Partai Golkar P. Sidimpuan Selatan Adakan Muscam P.SIDIMPUAN (Waspada) : Dewan Pimpinan Cabang Partai Golongan Karya (DPC Golkar) Kec. Padangsidimpuan Selatan adakan muscab untuk kepengurusan priode tahun 2010-2015 di Aula Gedung Budi Luhur, Jalan Kenanga, Rabu (20/10). Acara dihadiri unsur Muspika, antara lain Camat, Paruhum Harahap beserta rombongan, anggota DPRD Kota Padangsidimpuan dari Partai Golkar, Anwar Panjaitan, juga hadir pada
acara itu Ketua DPD Golkar Kota, Irsan Efendi Nasution. Menurut Irsan Efendi, Muscam Partai Golkar, merupakan salah satu amanat organisasi, khususnya yang menyangkut regenerasi kepemimpinan di tubuh Partai Golkar. Peserta muscab juga di hadiri seluruhunsurpimpinankecamatan, pengurus AMPG, KPPG, SOKSI dan AMPI, selain itu 12 pimpinan kelurahan dari kecamatan P.Sidimpuan Selatan turut
menghadiri berlangsungnya acara tersebut. Pada ketua priode sebelumnyatahun2005-2010,diketuaiSiwan Siswanto. Para peserta Muscam secaraaklamasi memilihMusilan, untuk memimpin 2010-2015. Formatur kepengurusan Partai Golkar Pimpinan Kecamatan P.Sidimpuan Selatan, antara lain, Ketua Umum, Musilan, anggota, Harry Siregar, Deni Purba, Anto dan Rulian, acara berlangsung Khidmat. (crm)
Harahap, RTRW Padanglawas sejauh ini masih belum memiliki peraturan daerah. RTRW Padanglawas sampai sekarang masih dalam proses penyusunan termasuk, yang saat ini sedang proses reviw di Pemprovsu. Hal itukarenaadanyaperbedaandata dalam peta yang dimiliki Pemkab Padanglawasdenganyangdisusun bantek provinsi, sehingga diperkirakan pada 2011 baru bisa rampung dan memiliki Perda. Sementara dasar penetapan Perda RTRW adalah berdasarkan UU No.26 Tahun 2007, dimana jika mengacu dalam undang-undang tersebut dua tahun setelah diundangkan, kabupaten/kota di Indonesia harus sudah menerapkan dan menetapkan Perdanya. Namun Pemkab Palas sela-
ma ini terkendala karena Pemkab Palas merupakan daerah otonom baru dimekarkan pada 2007 ditambah lagi SDM yang masih kurang. Tanpa Arah Pemkab Padanglawas yang terbentuk berdasarkan Undangundangnomor38tahun2007yang sekarang sudah tiga tahun berjalan dan beberapa saat lagi memasuki usia keempat tahun, namunmasihsepertiberjalandalam gelap, tanpa arah dan tujuan yang jelas. Demikian kata tokoh masyarakat peduli daerah Padanglawas H Imran Joni Hasibuan, Jumat (22/10) menanggapi berbagai persoalan dan situasi pemerintahan di Padanglawas dalam menjalankan program kegiatan
pemerintahan, pembangunan dan kemasyarakatan. Karena, kata dia, idealnya sejak terpilihnya bupati dan wakil bupati secara defenitif, ada tiga hal penting yang menjadi tugas dantanggungjawabnya.Termasuk tugas pemerintahan, pembangunan dan tugas kemasyarakatan. Bupati dan wakil bupati yang defenitif hasil demokrasi pilihan langsung rakyat, selaku kepala daerah dan pimpinan pemerintahan dalam menjalankan dan memulai tugas telah diatur dalam peraturan pemerintah. Tugas awal bupati dan wakil bupati defenitif adalah menjalankanrodapemerintahan,untuk memperpendek jaringan birokrasi, sehingga lebih meningkatkan pelayanan.
Kemudianmembuatvisimisi daerah sesuai dengan visi misi yang telah disampaikan di DPRD saat pencalonan kepala daerah dan yang disampaikan kepada masyarakat. Seterusnya membuat Rancangan Umum PembangunanJangkaPanjang(RUPJP) daerah dalam 25 tahun ke depan, dan Rancangan Umum Pembangunan Jangka Menengah (RUPJM) sebagai implementasi visi misi daerah untuk lima tahun berjalan. Untuk itu diminta agar Bupati dan wakil Bupati serta Sekda Kab. Padanglawas membenahi pondasi daerah, termasuk membuat payung hukum atau peraturan daerah yang menyangkut penggunaan dan pengelolaan anggaran. (a32)
Aceh
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
B7 Diduga Inkubator Tak berfungsi Bayi Prematur Meninggal Dunia
DPRA Serap Aspirasi KUTACANE (Waspada): Sebagai langkah penyempurnaan Raqan Perikanan Aceh, Jumat (22/10), Komisi B DPRA mulai turun ke daerah mendengar dan menyerap aspirasi masyarakat di wilayah tengah. H. Umuruddin Desky, Ketua Komisi DPR Aceh dalam pertemuan dengan utusan Dinas Perikanan dari enam kabupaten/ kota di Oproom Setdakab Agara mengatakan, turunnya komisi DPRA langkah penyempurnaan raqan perikanan Aceh. Masalahnya, tanpa mendengar dan menyerap aspirasi langsung dari masyarakat Aceh Tengah, Bener Meriah, Aceh Tenggara, Gayo Lues, Kota Subulussalam dan Aceh Singkil, dikhawatirkan Raqan perikanan yang akan disahkan DPRA, kurang mengena dan tidak menyentuh langsung kepentingan masyarakat di wilayah tengah tenggara dan pesisir Singkil. Sebab itu, DPRA melalui komisi B ingin bertatap muka dan mendengar langsung usulan masyarakat di wilayah tengah Aceh, melalui Rapat Dengar Pendapat Umum (RPDU), terutama untuk menyempurnakan Rancangan Qanun Perikanan Aceh. Saiful.SE, utusan Dinas Perikanan dan Kelautan Aceh Singkil mengatakan, perikanan laut masalah urgen dan harus segera dicari jalan keluarnya, sebab itu, aturan dalam raqan yang bakal dibahas dan disahkan DPRA, harus diakomodir secara terinci dalam qanun oleh DPRA dan pemerintahan Aceh.(b27)
Petani Diminta Awasi Kinerja Tenaga Penyuluh BIREUEN (Waspada): Tenaga penyuluhan pertanian akan ditindak tegas jika terbukti melalaikan tugasnya. Karenanya, petani perlu juga melakukan pengawasan terhadap kinerja tenaga penyuluhan lapangan tersebut. Demikian antara lain disampaikan Kepala Badan Penyuluhan dan Ketahanan Pangan Kabupaten Bireuen, Ir. Sofyan Syah, Jumat (22/10). “Jika ada penyuluh yang tidak bertugas malas di lapangan, misalnya selalu duduk di warung kopi. Maka catat namanya dan tempat dia berada, seterusnya laporkan kepada saya agar dapat diberi sanksi tegas,” tukas Sofyan Syah. Hal ini perlu dilaksanakan mengingat adanya kemungkinan tenaga penyluhan yang sering melalaikan tugasnya kendatai secara berkala mereka selalu diingatkan untuk melaksanakan tugas sebagaimana mestinya. Lebih lanjut dia menjelaskan, sekarang ada 232 orang tenaga penyuluh di Kabupaten Bireuen, yang sudah berstatus PNS sebanyak 92 orang, honorer 2 orang, serta Tenaga Harian Lepas (THL) yang berstatus kontrak sebanyak 138 orang tersebar di seluruh kecamatan. Menurutnya, keberhasilan sektor pertanian tentu tak terlepas dari peran serta tenaga penyuluh dalam memberikan bimbingan kepada petani, terutama tentang tatacara budidaya tanaman yang baik serta upaya pencegahan hama tanaman. (cb03)
Banyak Kontraktor Di Aceh Biarkan Pekerja Tanpa Jamsostek KOTA LHOKSEUMAWE (Waspada): H. Tarmizi T Jalil, Kepala Cabang PT. Jamsostek Lhokseumawe, kepada Waspada Jumat (22/10) mengatakan, masih banyak kontraktor dari sektor jasa kontruksi yang dibiayai APBD dan APBN di Provinsi Aceh membiarkan tenaga kerjanya tanpa adanya jaminan sosial tenaga kerja (Jamsostek). Kata Tarmizi, sesuai amanat UU No.3 tahun 1992 pada bab-II pasal 3 ayat 2: Setiap pekerja berhak mendapat perlindungan jaminan sosial dari resiko kerja, begitu juga pimpinan perusahaan wajib memberikan perlindungan sosial kepada pekerjanya sesuai maksud pasal 4 ayat 1 pada UU yang sama. “Jamsostek sebagai badan penyelenggara yang ditunjuk pemerintah menghimbau dan mengharapkan, sesuai intruksi Gubernur Aceh No.04/INSTR/2008 pemerintah kota/kabupaten lebih mempertegas lagi intruksi kepada kepala dinas, bendaharawan, pimpinan proyek bahkan kepada inspektorat mengingat, masih tedapat rekanan yang memperkejakan tenaga kerja tanpada Jamsostek,” kata Tarmizi.(cmun)
Raker Dan Pameran Dekranasda Se-Aceh KUALASIMPANG ( Waspada): Rapat kerja (Raker) dan Pameran Dewan Kerajinan Nasional Daerah ( Dekranasda) se Provinsi Aceh berlangsung di Kabupaten Aceh Tamiang pada 20-23 Oktober 2010. Pantauan Waspada, Rabu (20/10), acara Rakerda dan pameran dihadiri seluruh kabupaten/kota se-Aceh, kecuali Kabupaten Aceh Tenggara. Even dibuka Ketua Harian Dekranasda Provinsi Aceh, Dewi Muthia Muhammad Nazar, tampak juga hadir utusan Dekranas Pusat, Darliza Mustafa Abubakar beserta rombongan. Ketua Panitia Pelaksana Rakerda yang juga Ketua Dekranasda Kabupaten Aceh Tamiang, Hj.Siti Rahmah A.Latief dalam laporannya pada acara pembukan itu mengatakan Raker diikuti 250 peserta terdiri atas Pengurus Dekranasda Provinsi, kabupaten/kota se-Aceh, wakil dari perajin serta undangan lainnya dari instansi terkait dan tokoh masyarakat. Seusai acara pembukaan, Dewi Muthia dan Darliza Mustafa Abubakar beserta rombongan mengunjungi seluruh stand yang ikut ajang pameran yang minus Kabupaten Aceh Tenggara di Halaman Parkir Kantor Bupati Aceh Tamiang.(b24)
Kejari Musnahkan 30 Kg BB Ganja BLANGPIDIE (Waspada): Kejaksaan Negeri (Kejari) Blangpidie melakukan pemusnahan dengan cara membakar Barang Bukti (BB) tindak pidana kejahatan berupa 30 kg ganja kering di halaman muka kantor Kejari Blangpidie di Jalan Bukit Hijau - Desa Kede Paya Kecamatan Blangpidie Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya) Rabu (20/10) sekira pukul 17.30 WIB. Selain BB 30 kg ganja, turut dimusnahkan BB tindak pidana kejahatan lainnya berupa Rp 5 juta uang palsu (Upal), 2 kotak alat Kosmetik yang disita karena penjualannya tanpa izin, 5 paket shabu-shabu dan beberapa BB kecil lainnya. Kajari Blangpidie Risal Nurul Fitri SH kepada wartawan mengatakan BB yang dimusnahkan hari itu hasil sitaan pada penghujung 2009 dan awal 2010. “Ini BB penghujung tahun lalu dan BB pada permulaan tahun ini,” ujarnya yang dalam waktu dekat akan bertugas sebagai Asisten Pidana Khusus (Aspidsus) ke Kejaksaan Tinggi (Kejati) Kalimantan Timur. Turut serta dalam pemusnahan BB itu, Kapolres Abdya AKBP Drs. Subakti, Dandim 0110 Abdya Letkol Arm E. Dwi Karyono AS, Dansubdenpom Lettu CPM Obet Santoso, Wakil Ketua DPRK Abdya Elizar Lizam SE,Ak disaksikan seluruh staf Kejari Blangpidie di antaranya Kasie Intel Miftahuddin SH, Kasie Pidsus Adenan Sitepu SH, Kasie Pidum Samil SH, Kasie Datun Novit SH, Kasubbagbin Nurdin SH serta puluhan staf lainnya. (sdp)
Waspada/Aldin Nl
OMSET MEROSOT: Seluruh pedagang keripik Bireuen mengeluh. Pasca relokasi dari terminal ke depan lapangan Cot Gapu dua bulan lalu, dagangan ‘oleh-oleh’ khas Bireuen ini sepi pembeli. “Omset kita merosot lebih 50 persen,” aku seorang pedagang kripik. Foto diambil Kamis (21/10).
Dana Kerja Gubernur Bermasalah BANDA ACEH (Waspada): Terkait temuan BPK RI terhadap dana kerja Gubernur dan Wagub Aceh senilai Rp8,885 miliar yang belum dipertanggung jawabkan sepenuhnya. Gubernur Aceh yang ditanyai tentang pengunaan Dana kerja Gubernur menyebutkan, pengelolaan uang itu sudah selesai. “Sepenuhnya bagian saya tidak ada masalah,” kata Irwandi Yusuf di ruang kerjanya kemarin siang. Bagian yang dimaksud gubernur karena pengelolaan dana kerja itu dikelola gubernur dan Wagub. “uang itu saya berikan pada masyarakat yang
mengajukan proposal bantuan modal usaha, dan sedikit pada lembaga organisasi,” ungkap Irwandi Malah kata gubernur, anggaran dana kerja itu tidak cukup sama-sekali. “Walau sudah ribuan yang dibantu, tapi masih saja belum cukup,” kata gubernur. Bantuan modal usaha itu jumlahnya bervariasi, Rp2 jutaRp9,5 juta. “Jadi tidak lebih dari itu, dan uangnya pun bukan dari tangan saya, saya cuma disposisikan saja,” ungkap Irwandi, setahunya pengelolaan dana kerja tidak ada malah. “Sejauh yang saya kelola, yang wagub saya tidak tahu,” ungkap Irwandi. Sebelumnya BPK RI menemukan adanya ketidakpatuhan perundang-undangan pada
Waspada/Sudarmansyah
gal, di samping sebagian datanya sudah hilang. “Mungkin WDP itu diberikan karena itu, dan saya sudah minta kepada DPRA untuk pemutihan dana PER itu, mau tagih kemana lagi, orangnya sudah kena tsunami,” ungkap gubernur. SementaraWagub, Muhammad Nazar yang menghadiri penyampaian laporan BPK itu, mengatakan laporan yang berpotensi administrasi harus ditindaklanjuti, terutama pajak, dan kasbon. “Kami sebagai pimpinan daerah wajib menindak lanjutinya,” sebut Nazar. Wagub juga menambahkan kendala yang paling parah yaitu penertiban aset, kendaraan dan tanah. “Saya pikir tahun 2010 ini penertiban kendaraan akan dilakukan,” Demikian Muhammad Nazar. (gto/b32)
Di Abdya, Kayu Langka Jenazah Terlantar 18 Jam BLANGPIDIE (Waspada): SS, salah seorang warga muslim asal Desa Padang Baro, Kec. Susoh, Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya) yang meninggal Selasa (19/10) sekira pukul 20.00 WIB dilaporkan hingga pukul 14.00 WIB Rabu (20/10) masih terlantar dan belum bisa dikebumikan. Pasalnya, mayat yang sudah dimandikan dan dikafani itu belum dapat dikebumikan karena belum ada keranda. Wakil Ketua DPRK Abdya Elizar Lizam SE,AK yang hadir takziah ikut bela sungkawa ke
rumah duka kepada Waspada Jumat (22/10) mengaku sangat berduka dengan keadaan itu. Sebagai umat Islam sejati yang meninggal sudah semestinya harus segera dikuburkan. Menurutnya, terlantarnya jenazah saudara SS hingga 18 jam adalah akibat sulitnya warga bisa mendapatkan selembar papan untuk dibuat keranda. Kesulitan warga mendapatkan papan untuk membuat keranda, lanjutnya, adalah dampak dari lambannya kinerja Dishutbun Abdya dalam menye-
lesaikan persoalan kelangkaan kayu di daerah itu. “Saudara bisa lihat sendiri, kelangkaan kayu di Abdya semakin menggila, jangankan untuk buat usaha seperti bangunan kapal, boat ataupun perumahan penduduk, untuk keranda orang meninggal saja kayu sudah tidak bisa kita dapatkan,” ujarnya. Pihaknya berharap Dishutbun Abdya jangan hanya pandai ‘berkicau’ dengan mengatakan kalau masalah kelangkaan kayu hampir mendekati garis final. Tapi faktanya, hingga kini per-
LHOKSUKON, Aceh Utara (Waspada): Sejumlah narapidana (napi) dan tahanan di rumah tahanan (Rutan) Lhoksukon, Aceh Utara, mengeluhkan pelayanan pihak rutan itu. Mareka mengaku diperlakukan tidak layak, terutama menyangkut dengan menu makanan dan kebutuhan biologis untuk napi yang sudah berkeluarga. “Nasib kami sungguh menyedihkan. Setiap pagi dan malam kami selalu diberikan nasi dan ikan asin berbau busuk. Hanya makan siang yang disediakan ikan basah, itupun tidak dibersihkan. Ikan itu langsung
digoreng meski belum suci atau masih mengandung kotoran dan darah,” ungkap seorang napi kepada Waspada, Kamis (21/10). Sumber menduga soal beras dolog yang busuk memang sengaja dibeli, lalu karungnya diganti dengan merek ternama. “Itu semua untuk mengelabui petugas Kanwil jika sewaktuwaktu mereka melakukan pemeriksaan mendadak. Kemungkinan besar, siasat ini sengaja dilakukan oknum tertentu untuk memperkecil uang belanja hari-hari untuk napi dan tahanan dan uang lebihnya masuk
BIREUEN ( Waspada): Pendapatan para agen bus di terminal Bireuen dalam beberapa bulan terakhir ini dikabarkan menurun drastis dibandingkan sebelumnya, sehingga kehidupan mereka sekarang ini ibaratnya gali lobang tutup lobang. Menurut informasi dari para awak agen dan penjual tiket bus di terminal bus antar provinsi dan antar kota dalam provinsi yang mangkal di terminal Bireuen, omset pendatapan
mereka menurun drastis dan jauh dari hasil yang didapatkan sebelumnya. “Sejak sebulan ini omset pendapatan para agen bus memang sangat menurun sekali. Biasanya anak kuliah atau masyarakat yang ingin berpergian membludak. Sekarang warga lebih memilih sepeda motor atau mobil pribadi”, kata Majid, agen bus jurusan Bireuen Panton Labu-Langsa. (amh)
ke kantong pribadi,” duganya. Kejanggalan lainnya, lanjut sumber, para napi dan tahanan rutan Lhoksukon juga sering dipungut uang Rp10 ribu setiap kali dijenguk sanak saudara. Pungutan serupa juga dikenakan pada setiap tamu yang menjenguk napi atau tahanan dengan nilai bervariasi, minimal Rp3000 per orang. “Parahnya lagi, napi yang sudah berkeluarga juga tidak diperbolehkan memenuhi kebutuhan biologis dengan alasan larangan itu berlaku di seluruh Indonesia dan sudah diatur dalam undang-undang. Padahal setahu kami, di rutan lain tidak demikian. Kami di sini dianggap makhluk tak berakal. Kami bukannya dibina, tapi dibinasakan secara halus,” tukas sumber. Tak Benar Kepala Rutan Lhoksukon, Syafruddin ketika hendak dikonfirmasi Waspada di kantornya, kemarin, tidak berhasil karena sedang mengikuti pendidikan tambahan di luar daerah. Meski demikian, wartawan media ini sempat mewawancara Kasub Pembinaan Rutan Lhoksukon, Ridwan SH. Menurutnya, keluhan napi dan tahanan itu sama sekali tidak benar. “Beras yang kami pakai pasokan dari bulog. Apa yang kami terima dari sana, itu pula
TPK-P2DTK Aceh Timur Dapat Penghargaan LANGSA (Waspada): Tim Pengelola Kegiatan Program Pembangunan Daerah Tertinggal (TPK-P2DTK) Kabupaten Aceh Timur, mendapatkan penghargaan dari Deputi Menko Kesra Bidang Koordinasi Penanggulangan Kemiskinan Dan Pemberdayaan Masyarakat di Jakarta Convention Centre (JCC) Senayan, Kamis (21/10). Penghargaan ini diberikan atas hasil karya berupa kerja nyata dalam menjalankan program pembangunan dari pembiayaan Word Bank (Bank Dunia). P2DTK Aceh Timur digulirkan sejak tahun 2006, namun baru berjalan efektif di lapangan pada 2007. Sejak saat itu program pemberdayaan daerah tertinggal di sana mulai digagas dan diimplementasikan secara kontinu dengan melibatkan segenap masyarakat setempat. TPK-P2DTK Aceh Timur sebelumnya sempat stagnan, menyusul kesalahpahaman di antara pengurus. Namun, kemudian ketuanya digantikan Zubir Yusuf seiiring waktu berjalan jalinan kerjasama para pihak pun terjalin. Tak ayal, koordinasi lapangan terus dilakukan hingga pelaksanaan proyek yang meliputi fisik infrastruktur, bidang pendidikan dan kesehatan pun melibatkan para pengawas dari unsur masyarakat dan pers. ”Alhamdulillah semua berjalan lancar atas koordinasi yang baik, sehingga pelaksanaannya sampai 2010 ini berjalan sesuai jadwal yang ada,” ungkap Kepala Bappeda Aceh Timur, Ir. Husni Thamrin yng juga sebagai Tim Koordinasi dan Satker P2DTK di daerah itu. Dia mengungkapkan, penghargaan yang diterima oleh Zubir Yusuf selaku Ketua TPK-P2DTK ini merupakan hasil dari kerja sama yng baik. Disebutkan, hendaknya penghargaan ini dapat menjadi pemicu semangat bagi para pihak yang telah berjasa di dalamnya. Begitupun, dia mengharapkan ke depan agar pelaksanaan program pembangunan yang cukup memihak rakyat ini akan berjalan lebih sinergi. ”Insya Allah 2011 mendatang akan lebih sukses,” demikian Husni Thamrin. ”Kesempatan penerimaan penghargaan ini sekaligus sebagai peserta dalam kegiatan Temu Nasional Ke-3 Program nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri 2010,” ujar Ketua TPK-P2DTK) Kabupaten Aceh Timur, Zubir Yusuf kepada Waspada via telepon selularnya ketika berada di Jakarta, Kamis (21/10). (b23)
Sidang Pengadaan Mobil Dinas Bupati Hadirkan Kabag Perlengkapan soalan kelangkaan kayu masih mencekik warga Abdya. “Kalau tidak mampu menyelesaikan masalah ini jujur saja, jangan hanya pandai membohongi rakyat dengan berkoar kalau masalah ini akan segera selesai, ini pembohongan publik,” kecamnya. Sayangnya hingga berita ini diturunkan Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan Abdya Ir Muslim M.Si belum berhasil ditemui karena sedang tidak ada di tempat, telefon selularnya yang biasa dihubungi juga sedang tidak aktif. (sdp)
Beras Busuk Dan Ikan Asin Jadi Menu Utama Di Rutan Lhoksukon
Pendapatan Agen Bus Terminal Menurun
Kajari Blangpidie Risal Nurul Fitri,SH, didampingi Kapolres Abdya AKBP Drs Subakti, Dandim 0110 Abdya Letkol Arm E.Dwi Karyono.AS,Wakil ketua DPRK Abdya Elizar Lizam,SE.Ak saat memusnahkan barang bukti hasil kejahatan.
penggunaan anggaran dana kerja gubernur tahun 2009 senilai Rp68 miliar untuk membiayai kegiatan yang bersifat bantuan sosial kemasyarakatan. Dana sebesar itu dianggarkan dalam belanja pegawai dan belanja bantuan keuangan kepada pemerintah kabupaten/ kota tahun 2009 sebesar Rp86.610 miliar. Menurut BPK ada sekitar Rp8,885 miliar yang belum dipertanggung jawabkan sepenuhnya. PER Sementara temuan lain BPK, diakui Irwandi ada dana pemberdayaan ekonomi rakyat (PER) yang dikucurkan pada saat pemerintahan Gubernur Abdullah Puteh. Bantuan modal usaha itu sulit ditagih karena banyak penerima yang sudah mening-
SINGKIl (Waspada): Seorang bayi prematur seberat 2,2 kg Rabu (20/10) sekira pukul 07.00 Wib meninggal dunia di Rumah Sakit Umum Daerah Aceh Singkil. Meninggalnya bayi anak dari Annur warga Rimo yang lahir Minggu (17/10) itu diduga akibat kurangnya perwatan dari medis akibat incubator di RSUD Aceh Singkil itu tidak berfungsi. Selain itu tiga bayi prematur lainnya yang juga lahir bersamaan yang berada di poly anak saat ini dipastikan akan mengadu nasib. Demikian disampaikan Irwansyah Putra, salah seorang ayah dari bayi prematur kembar yang lahir dua hari sebelumnya kepada Waspada, kemarin melalui ponselnya. Menurut Iwansyah, musibah yang menimpa ibu rumah tangga Annur warga Rimo yang melahirkan bayi premature di RSUD Aceh Singkil itu sudah dirasakannya. Dedek istri Irwansyah duluan melahirkan bayi kembar laki–laki prematur masing- masing seberat 1,8 Kg dan 1,7 kg. Akibat inkubator RSUD Aceh Singkil tidak berfungsi, pihak rumah sakit katanya mengeluarkan rujukan ke salah satu rumah sakit di Sumatera Utara. “Akan tetapi rujukan itu ditolak karena yang akan dirujuk hanya bayi saya, sedangkan ostri yang melahirkan tidak diperbolehkan ikut sehingga sempat terjadi ketegangan dengan pihak rumah sakit,” kata Iwan. Kecewanya lagi menurut Iwan, sistem pelayanan di rumah sakit yang dipimpin Drg. Nasrul itu sangat rendah, selain inkubator yang tidak berfungsi, pelayanan medis juga sangat minim. Selain itu, dengan alasan kondisi bayi para petugas di sana langsung mengeluarkan surat rujukan. “Padahal bayi kembar saya sehat dan tidak mengkhawatirkan. Ini bukti pelayanan RSUD Aceh Singkil cukup rendah dan tidak maksimal,” ujarnya menambahkan. Sementara Direktur RSUD Aceh Singkil Drg. Nasrul yang dikonfirmasi Waspada di tempat terpisah mengakui tiga unit inkubator milik RSUD Aceh Singkil tidak berfungsi. Begitupun pihaknya tetap memberikan pelayanan yang maksimal terhadap pasien atau bayi yang lahir secara prematur, “sedangkan rujukan yang diberikan kepada keluarga pasien hanya mengantisipasi kemungkinan yang terjadi dan bukan disebabkan unsur lain atau kesengajaan,” ucap Nasrul.(cb02)
yang kami berikan kepada penghuni rutan. Memang, bulan lalu mutu beras tidak bagus, tapi itu bukan kesalahan kami. Begitu pula mengenai, beras label lain, memang ada kami pasok. Beras itu kami beli di kioskios terdekat karena DO beras di bulog belum sampai. Tapi bukankamigantikarungsebagaimana tuduhan napi,” jelasnya. Demikian juga menu ikan asin dibantah oleh Ridwan. “Kita hanya menyediakan gas untuk memasak sekali dalam sehari, yakni menjelang siang. Jadi mustahil ada menu berbedabeda antara siang dan sore. Maksudnya, jika memang jadwalnya memasak ikan basah, maka hingga sore pun menu itu pula. Tak mungkin terganti ikan asin, karena petugas hanya memasak sekali sehari,” imbuhnya. Sementara terkait pungutan dari para penjenguk napi, Ridwan mengatakan, uang itu tak pernah diminta petugas. “Para penjenguk sendiri yang memberikannya. Kami tak pernah minta. Sedangkan mengenai ruangan khusus untuk menyalurkan kebutuhan biologis bagi napi yang sudah berkeluarga, belum tersedia. Fasilitas rutan ini masih serba kekurangan. Jangankan ruangan itu, telefon umum saja tidak tersedia,” tandasnya.(cmus)
LHOKSEUMAWE (Wasapda): Sidang lanjutan kasus pengadaan mobil bupati dan wakil bupati Aceh Utara, Kamis (21/10) di PN Lhokseumawe, memeriksa Kabag Perlengkapan Setdakab setempat sebagai saksi. Dalam sidang itu kembali terungkap, dua unit mobil Fortuner dari rekanan tidak disertai dengan BPKB. Jaksa Penuntut Umum (JPU), Syahril, SH mempertanyakan tentang proses pengadaan barang kepada Kabag Perlengkapan, Amiruddin sesuai Kepres No.80 Tahun 2003. Dalam penjelasannya, saksi menyebutkan, pengadaan itu seharusnya sampai pada penyerahan Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB). Namun Amiruddin mengakui pada saat penyerahan mobil pada tahun 2007, tidak disertai BPKB. Selain itu JPU juga mempertanyakan, tentang penandatanganan dokumen untuk pencairan dana pembelian mobil dinas bupati dan wakil bupati. Namun dia kembali menjelaskan, penandatanganan berdasarkan keputusan panitian pengadaan yang menyatakan semua persyaratan telah terpenuhi. Akan tetapi sejumlah pertanyaan lain yang dilontarkan, majelis hakim, tersangka bersama penasehat hukumnya, sempat membuat Amiruddin bingung karena tidak mengetahui lebih jauh tentang kasus tersebut. Sebelumnya pada 18 Oktober 2010, sidang kasus pengadaan mobil bupati dan wakil bupati yang menyeret Direktur CV Tanzi, MH bin IB,44, sebagai terdakwa menghadirkan Iskandar Nasri (Plt Sekdakab Aceh Utara saat itu). Dia mengakui meneken Surat Perintah Membayar (SPM) uang melalui cek tanpa memeriksa dokumen pendukung seperti berkas pemeriksaan barang, berkas kontrak, dan berkas serah terima barang. Sidang diketua Majelis Hakim Samsul Qamar SH MH dan didampingi dua hakim anggota yaitu Sadri SH dan M Nazir SH MH. Dari pihak Jaksa Penuntut Umum (JPU) hadir Syahril SH dan Fakrillah SH, serta Penasehat Hukum terdakwa, Iskandar Jalil SH.(b17)
Kasus Sengketa Kebun Sawit Kopbun Vs Petani Majelis Hakim Gelar PS PANTONLABU, Aceh Utara (Waspada): Kasus sengketa kepemilikan 50 Hektar kebun sawit di Desa Matang Serdang, Kec. Tanah Jambo Aye, Aceh Utara, antara kelompok petani tradisional versus pihak koperasi kebun (Kopbun) Peurata Jaya, Langkahan, terus bergulir di Pengadilan Negeri Lhoksukon. Senin (18/10), majelis hakim menggelar pemeriksaan setempat (PS) di objek terperkara. “PS atau pemeriksaan langsung kebun sawit yang disengketakan, mesti kami lakukan untuk memastikan ada tidaknya objek terperkara. Ini penting dan wajib. Upaya hukum kasus ini bisa saja bergulir hingga ke tingkat kasasi di Mahkamah Agung. Jika PS tidak dilakukan, objek terperkara tidak jelas dan kami selaku pihak peradilan tingkat pertama bisa disalahkan,” kata Tohari, Ketua Majlis Hakim kasus tersebut, kemarin. Didampingi Panitera Agus RM, Tohari menambahkan, jika objek terperkara tidak jelas, maka kepastian hukum pun menjadi kabur. Bahkan perkara tersebut tidak bisa dieksekusi. “Jika ini terjadi kan kasihan. Upaya yang dilakukan para pihak, baik itu penggugat maupun tergugat, menjadi sia-sia. Jadi PS memang harus dilaksanakan,” tandasnya. Pantauan Waspada, PS itu turut dikawal aparat Polres Aceh Utara dan TNI dari Koramil Tanah Jambo Aye, Aceh Utara. Kedua belah pihak yang bersengketa juga hadir didampingi pengacara masing-masing. Kuasa hukum dari penggugat antara lain, Taufik Nur SH, Johan Perkasa SH, M Ali Ahmad SH dan Asnawi BA. Sedangkan pengacara dari pihak tergugat, Syukri SH.(cmus)
Aceh
B8
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
Socfindo Dukung TMMD Ke-85
JPU Kejari Kualasimpang Dilaporkan Ke Kejagung RI
NAGAN RAYA (Waspada): Dalam rangka ikut mendukung pelaksanaan TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) ke-85, managemen PT. Socfindo, salah satu perusahaan Perkebunan Kelapa Sawit di Kab. Nagan Raya, menyumbang 109 sak semen untuk pembangunan gorong-gorong jalan masuk kerumah warga desa Batu Raja Kecamatan Tadu Raya, Kab Nagan Raya. TMMD ke-85 jajaran Kodim 0116/Nagan Raya membangun jalan lintasan Blang Sapek menuju Desa Babah Dua yang melewati Desa Batu Raja. Penyerahan diserahkan langsung ADM PT. Socfindo Perkebunan Seunagan H. Muhammad Fuad dan disaksikan Kasdim 0116/Nagan Raya Mayor Inf. Heri. S, dan diterima Kepala Desa Batu Raja Nazaruddin Muhammad Fuad bantuan ini hanya sebagai bentuk kepedulian sosial dari perusahaan. Sementara Kepala Desa Batu Raja Nazaruddin bersyukur bisa mendapat bantuan. Warga juga senang dengan program TMMD, karena jalan yang dibangun sepanjang 10 Km ini telah membuka akses dan akan memperlancar hubungan ke desa mereka.(mji)
Kajari: Putusan Sesuai Mekanisme MEDAN (Waspada): Jaksa Penuntut Umum (JPU) pada Kejaksaan Negeri Kualasimpang telah menahan atas putusan Mahkamah Agung (MA) RI No.2192 K/Pid/2008 tgl 8 Desember 2009 H. Alamsyah, warga Jalan Mayjen Sutoyo No. 23 Kelurahan Kota Kualasimpang, Aceh Tamiang/Dusun Panti, Desa Simpang Jernih, Kec. Simpang Jernih, Aceh Timur. Muhammad Sa’i Rangkuty, SH, MH kuasa hukum H. Alamsyah mengatakan kepada Waspada, Selasa (19/10), tindakan JPU keliru dan bertentangan dengan hukum. Pasalnya putusan MA jelas menolak kasasi H. Alamsyah. Jadi yang berlaku adalah putusan judexpactie,” kata Sa’i advokat muda asal Medan. Artinya yang berlaku putusan Pengadilan Tinggi (PT) sebagaimana putusan PT Banda Aceh No.104/Pid/2008/PT.BNA tgl 9 September 2008 yang amar lengkapnya: menerima permohonan banding dari JPU dan penasehat hukum terdakwa, memperbaiki putusan Pengadilan Negeri (PN) Kualasimpang No.81/Pid/ B/2007/PN.KSP tgl 29 Mei 2008. Sepanjang mengenai pidana yang dijatuhkan, sehingga menjadi sebagai berikut: menjatuhkan pidana terhadap terdakwa dengan pidana penjara selama 10 bulan, menguatkan putusan PN yang selebihnya, dan membebankan kepada terdakwa untuk membayar biaya perkara dalam kedua tingkat peradilan yang dalam tingkat banding senilai Rp2.500. Menurut Sa’i, merujuk pada putusan PT Banda Aceh No.104/Pid/2008/PT. BNA tgl 9 September 2008, tidak tepat bila JPU menahan H. Alamsyah karena pidana yang dijatuhkan pada tingkat PT itu pidana percobaan. “Akibat tindakan JPU yang menahan klien kami, telah merampas hak-hak kemerdekaan sebagai warga negara Indonesia yang memerlukan perlindungan hukum serta keadilan. Untik itu kami selaku kuasa hukum telah melayangkan surat pengaduan atas kearoganan dan kekeliruan JPU Kejari Kuala Simpang dan mohon perlindungan hukum kepada Kejagung RI di Jakarta, Jamwas (Jaksa Agung Muda Pengawas), ketua Komnas HAM RI dan Menteru Hukum dan HAM RI Bpk Patrialis Akbar di Jakarta,” kata Sa’i. H. Alamsyah ditahan sejak 23 September
2010 sampai sekarang di Rutan negara Kualassmpang. “Insya Allah, dalam kasus ini saya sebagai kuasa hukum akan berangkat ke Jakarta dalam waktu dekat bertemu Kajagung,” demikian Sa’i. Kajari Kualasimpang, M. Basyar, SH didampingi Kasie Pidana Umum, Erwin Nasution, SH ketika dikonfirmasi, Kamis (21/10) mempersilakan kuasa hukum H. Alamsyah mengadu ke Kejagung dan pihak lainnya. “Tetapi yang perlu diketahui Kejaksaan Negeri Kualasimpang telah menjalankan keputusan sesuai peraturan yang berlaku,” tegas Kajari Kualasimpang. Menurut M. Basyar dan Erwin Nasution, PN Kualasimpang dalam amar putusannya terhadap kasus itu telah menjatuhkan hukuman seperti yang ditulis dalam surat keputusan PN Kualasimpang N0.81/Pid.B/2007/PN-KSP tanggal 25 Mei 2008 menyatakan terdakwa H. Alamsyah terbukti sah dan meyakinkan bersalah melakukan tindak pidana pemalsuan surat. PN Kualasimpang menjatuhkan hukuman pidana kepada terdakwa dengan pidana penjara selama 3 bulan. “Tetapi kami dari Kejaksaan Negeri Kualasimpang mengajukan banding ke Pengadilan Tinggi di Banda Aceh dan permohonan banding kami diterima,” ungkap M. Basyar. Buktinya, putusan Pengadilan Tinggi Banda Aceh No.104/PID/2008/PT.BNA tanggal 9 September 2008 yang amar lengkapnya menyatakan menerima permohonan banding dari JPU dan memperbaiki putusan PN Kualasimpang No.81/Pid.B/2007/PN-KSP tanggal 29 Mei 2008 sepanjang mengenai pidana yang dijatuhkan sehingga menjadi sebagai berikut yaitu menjatuhkan pidana terhadap terdakwa dengan pidana penjara selama 10 bulan. Menurut Kajari, selanjutnya setelah adanya putusan PT Banda Aceh tersebut, kuasa hukum H. Alamsyah mengajukan Kasasi ke Mahkamah Agung (MA), tetapi ditolak. Karena itu, tegas Kajari, pada 23 September 2010, Kejari Kualasimpang memanggil H. Alamsyah lalu melaksanakan keputusan eksekusi MA dan H. Alamsyah dimasukkan dalam penjara LP Kualasimpang. “Pokoknya kami telah melaksanakan putusan sesuai hukum yang berlaku,” kata Kajari.(b24/m25)
Curi Sepeda Motor Di Langsa Ditangkap Di Tamiang KUALASIMPANG (Waspada): Tersangka Am alias Amir Bin Hasan, 23, warga Dusun Damai Indah, Desa Alur Dua Langsa Barat, tergolong nekad dalam beraksi. Tersangka diduga mencuri sepeda motor dan handphone (HP) di rumah Tursina, anggota keluarga polisi, Briptu Jaka Citra Ahmad di Langsa sudah ditangkap anggota Polsek Kejuruan Muda,Polres Aceh Tamiang, Kamis ( 21/10) sekira pukul 4:30 subuh. Kapolres Aceh Tamiang, AKBP Drs Armia Fahmi melalui Kapolsek Kejuruan Muda, Iptu Muhajir,SH ketika dikonfirmasi Waspada di Polres Aceh Tamiang, Kamis ( 21/10) siang menyatakan, tersangka kasus curanmor Am Alias Amir Bin Hasan itu ditangkap karena
mengalami kecelakaan lalu lintas di kawasan Simpang Pal Merah, Dusun Tualang, Desa Sungai Liput, Kec. Kejuruan Muda, Kamis ( 21/10 sekira pukul 4:30 Subuh. Menurut pengakuan tersangka, kata Muhajir, tersangka masuk ke rumah Tursina Kamis ( 21/10) sekira pukul 02:00 dini hari dengan cara mencongkel jendela kamar rumah tersebut. Lalu, tersangka masuk kamar tidur Tursina dan mengambil handphone yang diletakan dekat kepala Tursina yang saat itu sedang tidur.Tersangka juga mengambil STNK yang diletakan di bagian luar kulkas kemudian mengambil sepeda motor Mio Sportic BL 5052 PG dan langsung kabur dari Langsa Barat menuju arah Medan.(b24)
‘Kami Tak Menyangka, Dia Terlibat Dalam Perampokan Itu’ PARA warga dari Meunasah Keutapang, Kecamatan Syamtalira Aron, Kabupaten Aceh Utara, tersentak kaget, begitu mengetahui informasi, satu dari dua anggota perampok yang tewas ditembak petugas pengamanan di Bank Rakyat Indonesia (BRI) Lhoknibong, Kec. Pante Bidari, Aceh Timur, berasal dari Gampong Meunasah Keutapang, atas nama Tarmizi, 31. Pasalnya, Tarmizi dikenal baik dan sopan dalam lingkungan gampong itu, bahkan almarhum cenderung pendiam. Ratusan warga gampong setempat datang melayat sebagai bentuk simpati kepada keluarga. “Ketika informasi itu datang, kami sama sekali tidak percaya, almarhum terlibat dalam aksi perampokan itu. Tarmizi itu sopan, ramah senyum dan akrab dengan anak-anak,” sebut Bang Din, salah seorang warga gampong itu. Anak ketiga dari empat bersaudara itu berasal dari keluarga yang berkecukupan, begitupun, almarhum tak memiliki pekerjaan tetap sejak pulang merantau dari negeri jiran Malaysia tiga tahun lalu. Sejak pulang dari perantauan Tarmizi jarang keluar dari gampongnya. “Sungguh kami tidak menyangka, kok bisa dia terlibat. Selama ini kami tidak pernah dengar dia berbuat ulah atau berbuat onar. Almarhum dikenal rajin shalat,” katanya.
Rasa tidak percaya warga tiba-tiba sirna, bersamaan datangnya mobil yang mengantar pulang jenazah ke rumah duka, Selasa (19/10) pukul 16.30. Seketika, ratusan warga datang ke rumah duka untuk melaksanakan fardu kifayah, ini membuktikan semasa hidup almarhum tidak bermasalah dengan warga setempat. Hingga berita ini diturunkan, Waspada tidak berhasil mendapatkan konfirmasi karena anggota keluarga belum ada yang mau bicara. Informasi dari beberapa warga lainnya, pagi Selasa (19/10) Tarmizi masih terlihat di sekitar rumahnya. Zakaria, abang iparnya paling terkenang Selasa pagi almarhum tampak pucat berpakaian rapi tidak seperti biasanya. Dia sempat minta parfum sama adiknya dan minta diantar Zakaria keluar rumah dengan sepeda motor. Zakaria sendiri sempat ditahan 24 jam di Polres Aceh Timur Idi. “Polisi juga sempat menahan kartu handphonenya,” aku Zakaria bila terkenang almarhum selalu menangis. Apalagi setiap maghrib Zakaria selalu berjamaah dengan diiringi membaca Yasin. Zakaria dan warga yakin, Tarmizi terlibat dalam aksi perampokan itu bukan inisiatif sendiri, namun akibat pengaruh teman-temannya. Maimun Asnawi
Acara tahlilan di rumah salah satu perampok yang tewas.
Waspada/Maimun Asnawi
2010 Pemkab Abdya Tak Terima PNS
Waspada/Muji Burrahman
Dua warga Blang Panyang sedang melihat kondisi Krueng Nagan yang erosinya kian parah dan terlihat tanah pinggiran sungai pun mulai berjatuhan.
Krueng Nagan Erosi, 4 Desa Terancam Amblas NAGAN RAYA (Waspada): Daerah aliran sungai (DAS) Krueng Nagan Blang Panyang Kec. Seunagan Timur Kabupaten Nagan Raya akhir-akhir ini terjadi erosi di beberapa titik. Erosi terparah di seputaran Blang Panyang, perbatasan dengan Kila. Dari hasil pantauan Waspada Sungai Blang Panyang itu sebelumya ada penahan bronjong. Bronjong yang dulunya sudah ada akhirnya hancur. Selain itu sedikit demi sedikit sungai
itu meluas, bahkan hampir mendekati lapangan bola kaki. Akibatnya, empat desa terancam amblas. Yakni Desa Lhok Pange, Tuwi Meuson, Blang Geudong dan Blang Panyang. Keuchik Blang Panyang Hasyim, YM kepada Waspada Kamis (21/10) mengatakan, sebebelumnya sungai ini ada pengamanan bronjong, namun ketika hujan menyebabkan banjir dan erosi pun terjadi. “Masyarakat sudah berusaha membuat penahan seperti puluhan goni pasir dan kayu, namun hasilnya sia-sia,” ujarnya. Tiga bulan yang lalu tim bale sungai (TBS) provinsi sudah mengecek ke lokasi untuk pe-
ngerjaan bronjong. Namun sampai kini tim itu belum ada kabar. “Kita mengharapkan agar Krueng Nagan di Blang Panyang ini segera diatasi. Sementara Kadis Pengairan Ir. Hizbulwatan yang dikonfirmasi Waspada Kamis (21/10) menuturkan untuk saat ini pihaknya belum bisa mengatasi karena dana minim untuk membangun bronjong. “Yang bisa kita kerjakan hanya mengukur dan mengecek, yang lain belum bisa,” ujarnya. “Kita berharap pada bale sungai provinsi jika sudah melihat kondisi Krueng Nagan segera mengerjakannya agar tidak meluas,’’ tutur Hizbul.(mji)
Lokakarya Orientasi PNPM MP Abaikan Kepala Desa SUBULUSSALAM (Waspada): Agenda lokakarya Orientasi Program Nasional Pembangunan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perkotaan dan Pelatihan Dasar Pemerintah Kota Subulussalam, Kamis (21/10) dinilai telah mengabaikan hakhak kepala desa. Pasalnya, kepala desa yang dipastikan bersintuhan langsung dengan Program PNPM Mandiri Perkotaan itu justru tidak dilibatkan dalam agenda yang didengung-dengungkan sebagai program pengentasan kemiskinan di desa itu. Demikian sejumlah sumber kepada wartawan, usai mengikuti pembukaan lokakarya yang dibuka Wakil Walikota Subulussalam H. Affan Alfian Bintang. Bahkan kepada wartawan Affan mengaku heran dengan agenda lokakarya tentang PNPM Mandiri Perkotaan yang
tidak melibatkan kepala desa. “Saya tadi langsung memanggil panitia dan minta agar setiap kegiatan yang menyangkut PNPM melibatkan para kepala desa,” tandas Affan memastikan, Program PNPM Mandiri Perkotaan tidak bisa terlepas dari kepala desa. Namun menirukan panitia, Affan mendapat jawaban kalau kegiatan serupa akan digelar di tingkat kecamatan se-Kota Subulussalam dalam waktu dekat. Sejumlah peserta lokakarya, menjawab Waspada terkait keterlibatan mereka dalam PNMP di desa setempat mengaku nyaris tidak terlibat. Kecuali itu, mereka hanya diundang menjadi peserta lokakarya. Bahkan sumber lain terlihat bingung dicerca pertanyaan seperti itu. Intinya, mereka hanya diundang sebagai peserta lokakarya padahal tidak seluruhnya bersintuhan langsung
40 Ribu Bibit Ikan Disemai Di Danau Bungara SINGKIL (Waspada): Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Aceh, Ir Rajali AR, Msi, didampingi Bupati Aceh Singkil H Makmursyah Putra, SH, MM taburkan 40 ekor bibit ikan di kawasan Danau Bungara, Kec. Kota Baharu, Kab. Aceh Singkil, Rabu (20/10). Mantan Ketua Bappeda Aceh Singkil yang kini menjabat Kadis Kelautan dan Perikanan Aceh, Rajali menyebutkan, penyemaian bibit ikan tawar berbagai jenis di Danau Bungara itu program setengah juta bibit
ikan tawar di Aceh oleh Gubernur Irwandi Yusuf. Dia juga mengharapkan warga sekitar menjaga perkembang–biakan ikan dengan cara menghindari penggunaaan bahan-bahan kimia di kawasan itu yang diprogramkan untuk pemberdayaan ekonomi petani nelayan di kecamatan tersebut. Camat Kota Baharu Ahmad, SHsebelumnyamenyambutbaik program perikanan provinsi yang mempercayakankawasanDanau di wilayahnya sebagai lokasi penaburan bibit ikan tawar.(b30)
dengan kegiatan PNPM di desa. Seperti undangan Walikota Subulussalam, Merah Sakti (19/ 10) perihal undangan (salinannya diterimaWaspada), peserta lokakarya terdiri dari Komisi Anggaran, Ekonomi dan Pembangunan DPRK, Kabag Pemerintahan, para asisten, hampir seluruh Dinas/Badan/Kantor se-Kota Subulussalam, jajaran dan mitra PNPM Mandiri Perkotaan, unsur Muspida, para camat, kepala mukim, perwakilan LSM, wartawan, dunia usaha, asosiasi profesi dan tokoh masyarakat. “Kalau peserta lokakarya PNPM seperti ini, tanpa melibatkan kepala desa, terkesan tidak efektif,” kritik sumber, enggan disebut jati dirinya. Sumber lain malah meragukan keterlibatan sejumlah dinas dalam lokakarya itu, terlebih hanya diwakili tenaga honorer. “Sepertinya programnya belum matang, siapa yang mestinya dilibatkan dan sebagainya,” imbuh sumber koordinator Forum BKM. Lokakarya yang berakhir hari ini, Jumat (22/10) menghadirkan narasumber Ridwan, SE, Msi Kepala Bappeda Subulussalam, Abdul Kadir Kepala Satker PIP, Drs. Tafjani Kholil, MA Program Direktur Oversight Consultan-1 (OC-1)Wil. Sumbagut, Drs. Benny Supriyadi Team Leader KMW Provinsi Aceh OC1, Ma’mun Suryana, MA Nasional Trainer OC-1, Arif, SP Pemandu Nasional KMW Prov. Aceh OC-1/TA Monev, Mad Enoh, SP Pemandu Nasional KMW Prov Aceh OC-1/TA CB dan Tursaman, SE Pemandu Nasional KMW Prov. Aceh OC1/TA MK. (b33)
BLANGPIDIE (Waspada): Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya) dilaporkan sedang tidak membutuhkan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Terbukti, tidak dibukanya formasi penerimaan CPNS untuk tahun 2010, Rabu (20/10). Rifyal S.Sos, Ketua Care Education Institute (CEI) Abdya kepada wartawan menyayangkan kacaunya situasi Abdya saat ini. Menurutnya, dari catatan yang berhasil dihimpun pihaknya diketahui Abdya masih butuh tenaga ahli dari masing-masing instansi, dan kekosongan tenaga ahli itu sudah berlangsung beberapa tahun yang lalu. “Kita berharap kekosongan itu akan diisi dengan dibukanya penerimaan CPNS, akan tetapi abdya malah memilih membiarkan keadaan ini,” sesalnya. Terkait masalah tersebut, Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Abdya drh Cut Hasnah Nur yang dihubungi Wartawan Rabu (20/10) membenarkan kalau Abdya tidak membuka formasi penerimaan CPNS untuk tahun 2010 ini, akan tetapi menurutnya Abdya akan buka CPNS pada tahun 2011. “Kita sedang siapkan untuk penerimaan CPNS pada tahun 2011 mendatang,” ujarnya. Alasan tidak dibukanya CPNS pada tahun ini kata Cut Hasnah, karena untuk sementara kebutuhan pegawai di daerah sudah mencukupi meskipun ada beberapa pekuang yang belum terisi.(sdp)
Pastikan Perlunya Pabrik Minyak Goreng SUBULUSSALAM (Waspada): Pembangunan Pabrik Minyak Goreng (PMG) di Kota Subulussalam dipastikan sangat perlu, mengingat sejumlah pabrik CPO dan banyaknya perkebunan kelapa sawit, baik milik masyarakat maupun perusahaan dinilai terus berkembang di daerah ini. Di sisi lain, pencanangan Pemko Subulussalam menuju Kota Agropolitan dan Agro Industri diyakini akan tercapai jika proyek yang didukung penuh Kementerian Perindustran dan Perdagangan (Kemperisdag) RI ini segera terwujud. Ketua dan Sekretaris LSM Berkah Subulussalam, Syahril T dan Darmin sembari menyerahkan siaran persnya kepada Waspada, Rabu (20/10) usai menghadiri pertemuan Tim Kemperisdag RI dengan pihak Pemko Subulussalam di Grand Mitra Hotel Subulussalam menandaskan, perampungan pembangunan PMG di Kota Subulussalam akhir 2012, seperti yang disampaikan Dirjen Agro Industri Kemperisdag RI, Beny Wahyudi menjadi agenda penting Pemko Subulussalam dan tidak bisa diabaikan. “Kita amat mengapresiasi Dirjen Agro Industri Kemperisdag RI yang menyampaikan statement kalau tahun 2012 Pabrik Minyak Goreng di Subulussalam sudah akan rampung begitu pula kepada Walikota Subulussalam, Merah Sakti yang terus berupaya memberikan yang terbaik untuk daerah ini,” tandas Syahril diamini Darmin. Syahril dan Darmin, sesaat akan melakukan layatan, Kamis (21/10) menuju Jantho, Aceh Besar, Banda Aceh dan Tapaktuan, Aceh Selatan terkait ‘Konsolidasi LSM’ itu mengatakan, inisiatif Pemko Subulussalam membangun PMG di daerah Sada Kata ini harus didukung seluruh komponen masyarakat Subulussalam. Namun keduanya mengingatkan Pemko Subulussalam, terutama dinas terkait mampu menyiasati semua hal yang berhubungan dengan program pembangunan PMG tersebut sehingga realisasi program ini benar-benar terwujud 2012.(b33)
Pemuda Rentan Penyebaran HIV/AIDS LANGSA (Waspada) : Kelompok pemuda yang berada pada usia produktif, dan masa perkembangan jiwa menuju tahap pendewasaan diri sangat rentan menjadi sasaran penyebaran virus HIV/AIDS. Karena pada usia remaja ini, pemuda sangat mudah terpengaruh dengan lingkungan negatif yang dapat menjerumuskan diri pada pergaulan bebas, seperti dikatakan Ketua Umum Komisi Penanggulangan AIDS (KPA) Kota Langsa Drs. H.Syaifuddin Razali, MM yang juga Wakil Walikota Langsa dalam paparannya tentang penanggulangan virus HIV/AIDS pada pelatihan Pemuda SeKota Langsa di Aula SKB Langsa, Jumat (22/10). Dikatakannya, kemajuan teknologi yang terjadi sekarang ini di berbagai sektor dengan tujuan untuk kemudahan bagi manusia dalam beraktivitas, juga memberikan dampak negatif yang sangat membahayakan moral dan kehidupan masa depan pemuda. “Contohnya, kemajuan teknologi jasa internet yang semakin menjamur. Kini semua usia bisa mengaksesnya untuk berbagai keperluan pendidikan dan lainnya. Namun jasa ini sangat berbahaya jika digunakan untuk mengakses situs-situs pornografi yang bisa merusak moral pemuda dan menggiringnya ke perbuatan negatif seperti seks bebas,” kata Syaifuddin. -Lanjutnya, karena pengaruh inilah maka dikatakan kelompok pemuda sangat rentan menjadi sasaran dan saluran untuk terjangkit dan penyebaran virus HIV/AIDS. Untuk itu pemuda harus membentengi diri dengan kekuatan iman dan kesehatan diri sejak dini agar jauh dan tidak terpengaruh dengan pengaruh negative yang dapat merusak moral serta menjadi sasaran penyebaran HIV/AIDS. “Namun demikian harus juga diketahui bahwa penyebaran virus mematikan ini tidak hanya dengan sek bebas. Tapi melalui penggunaan narkoba dengan pertukaran jarum suntik juga dapat menularkan virus ini. Juga transfusi darah dari pasien yang mengidap HIV/AIDS serta cairan sperma dan ASI bagi bayinya,” sebut Wakil Walikota lagi. (ts)
Budayawan: Aceh Perlu Pergerakan Perang Candu ACEH perlu pergerakan perang candu, sebagaimana berlaku di China tempo dulu.“Pergerakan perang candu di China, bukan hanya sebuah sejarah, melainkan juga itu ilmu.” Hal ini dikatakan budayawan Aceh,Syamsuddin Jalil alias Ayah Panton (foto), di kediamannya, Lorg Terminal Pantonlabu,Kec.Tanah Jambo Aye,Aceh Utara, Rabu (20/10) malam, ketika ditanyaiWaspada tentang persoalan narkoba di Aceh. Pengamat sosial kemasyarakatan ini melihat, fenomena narkoba di Aceh kini sudah masuk desa, sekaligus sudah merambah generasi muda baik di kota maupun di pelosokpelosok desa (gampong). Untuk memberantas apa salahnya kita berguru kepada sejarah negeri China, “Jangankan sejarah, ilmupun tidak ada
salahnya kita berguru ke negeri Cina. Tulbul ilmu walau bissin, demikian agama kita (Islam) mengajarkan umat dan tausiah itu sering dikumandangkan para ulama di mimbar-mimbar khutbah, Jumat,” sebut Ayah Panton. Diakui atau tidak, Aceh saat ini sedang diperangi oleh pihak lain dengan sabu-sabu (narkotika tingkat tinggi), sebagaimana dialami negeri China tempo dulu. Namun pemerintah dan rakyat China cepat menyadari serta cepat bertindak menyelamatkan generasi muda mereka dari kecanduan. Aceh, belum menyadari dengan indikasinya masyarakat belum bergerak memberantas narkotika. Padahal hampir setiap pribadi masyarakat di sana mengetahui, Aceh termasuk salah satu kawasan penghasil
ganja bermutu tinggi di dunia. Ketika narkoba marak dan sabu-sabu masuk ke Aceh, dibawa oleh oknum-oknum yang tidak bertanggungjawab, kita diam seribu bahasa. Biarpun ganja ini jenis narkotika berkadar candu rendah, kata KetuaLembaga Sosial Masyarakat (LSM) Keurukon Aneuk Nanggroe Keuneubah Aceh Papah Adat Nanggroe Aceh Darussalam (KANAPAKAD) Provinsi Aceh ini,dengan kadar candunya 0,5 THC, kendati sangat berpengaruh terhadap psikologis, akhlak sekaligus menurunkan kecerdasan si pengisapnya. “Ini cikal-bakalnya para remaja (anak-anak muda) untuk meningkatkan keinginannya kepada sabu-sabu. Betapa banyak anak-anak Aceh sekarang berkeluyuran pada malam hari, mencari kelompoknya. Pulang
larut malam, siang tidur berkeringat, malas bekerja, dengan mulutnya komat-kamit tanpa bernyanyi dan berdoa, ketika dia tidak punya uang membeli sabu-sabu. Apakah ini belum menjadi tanda-tanda, bahwa anak itu sudah terkena candu ?.” Ganja di Aceh dijual murah, acap dijadikan alternatif pencandunya. Sabu-sabu mahal harganya,maka tak heran kalau anak muda membuat kriminal dan berbagai cara ditempuh, untuk membeli sabu-sabu. Kriminal di Aceh, menurut Ayah Panton, erat kaitannya dengan para pemuda penggemar candu.“Islam di Aceh, ke depan pasti akan terancam kalau generasi muda telah berhasil diracuni candu. Kini hampir tiap hari kekerasan terjadi, dampak dari perdagangan gelap dan
konsumsi narkotika,” tandas penggagas ‘uroeh taloe rot’ (tabuh rapa i sepanjang jalan, Banda Aceh – Perlak), pra perdamaian RI – GAM tahun 2005 ini. Persoalan lain, kata dia, dalam kaitan meningkatnya kriminalitas di Aceh,disebabkan kemiskinan serta watak yang terbentuk dalam kurun waktu yang panjang akibat didera konflik. M Jakfar Achmad
Agenda
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
07.30 Disney Clubhouse 08.30 Weekend Dahsyat 11.00 Silet 12.00 Seputar Indonesia 12.30 PR : Agama Kristen 13.00 Film Keluarga 15.00 Cek & Ricek 16.00 Bedah Rumah 17.00 Seputar Indonesia 17.30 Who Wants To Be Millionaire 18.00 Putri Yang Ditukar 20.30 Kemilau Cinta Kamila 22.30 BOM : Daredevil 01.30 Liga Champions 02.00 Seputar Indonesia Malam
CATATAN
07.30 Inbox 09.30 Hot Shot 10.00 SCTV FTV Pagi 12.00 Liputan 6 Siang 12.30 SCTV FTV 14.00 SCTV FTV 14.30 Status Selebritis 15.00 Get Married The Series 16.00 SCTV FTV 17.00 Liputan 6 Petang 17.30 Uya Emang Kuya 18.00 Islam KTP 19.00 Taxi 20.30 Cinta Fitri 22.00 20 Wajah Indonesia 01.00 Liputan 6 Malam
07.00 Layar Pagi 08.00 Gwrobak Rejeki 08.30 Santapan Nusantara 09.30 Layar Spesial 11.00 Jendela 11.30 Sidik Kasus 12.00 Layar Kemilau 13.30 Layar Special 15.00 Disney Club 16.30 Lintas 5 17.00 Zona Juara 18.00 Animasi Spesial 19.30 Upin & Ipin 20.30 Sinema Utama 22.00 Cerita Pilihan 23.00 Sinema Malam 01.00 Layar Tengah Malam
07.00 Curious George 08.00 Peroro The Little Pinguin 09.00 Hidup Sehat Dengan Ekstrak Herbal 10.30 Forum Kita 11.00 Cantik 12.00 Klik! 15.00 Topik Petang 15.30 Mantap 17.00 Wayang On Stage 18.30 Super Family 21.00 Penghuni Terakhir 22.00 The Partners 00.00 Topik Malam 00.30 Makmur
07.00 The Price Is Right 08.00 The Chef Indonesia 09.00 Bango Cita Rasa Nusantara 09.30 KiSS Plus 10.00 Arti Sahabat 12.00 Indonesia Got Talent 13.00 Happy Song 14.00 Beningnya Cinta 15.00 Fokus 16.30 He Is Beautiful 17.00 Arti Sahabat 18.00The Price Is Right Celebrity 19.00 Indonesia Got Talent 20.00 Gila Gilaan 21.00 Gebyar BCA 22.00 Miss USA 2010 00.00 Sinema Malam
07:05 Editorial Media Indonesia 08:05 Agung Sedayu 09:05 Indonesia Now 09:30 Fashion Galery 10:30 Metro Xin Wen 11:05 OprahWinfrey Show 13:05 Spirit Football 13:30 Expedition 15:05 Provocative Proactive 16:05 Supernanny 16.30 Distroyed In Seconds 17:05 Metro Hari Ini 18.30 Metro Highlights 19.05 Metro Files 20.05 Exposed 21.05 Top Nine News 21.30 The Best Five Film Eagle Award 20052009 22.05 World Cinema 23.30 Metro Sports
B9 07.30 Kuliner Pilihan 08.00 Gula Gula 08.30 Koper dan Ransel 09.00 Ceriwis 10.00 Ala Chef 10.30 Benu Buloe 12.30 Ngulik 13.00 Peppy The Xplorer 13.30 Belajar Indonesia 14.00 The Camp 14.30 Kenari 15.00 Hidup Kedua 15.30 Sahabat JP 16.00 Gaul Bareng Bule 17.00 Reportase Investigasi 18.15 Termehek-Mehek 19.00 IMB bersama Supermi 22.00 Bioskop TRANS TV 24.00 Bioskop TRANS TV
06.30 Kabar Pagi 08.30Nuansa1000Pulau 09.00 Property Agung Podomoro 09.30 Keliling Indonesia 10.00 Backpacker 10.30 World Boxing Lucian Bute vs Jessebrinkley 12.00 Kabar Siang 13.00 Indonesia Grand Prix Gold Championship 2010 17.00 Tepi Jaman 17.30 Kabar PEtang 19.00 Catatan Seorang Jurnalis 20.00 Apa Kabar Indonesia Malam 21.00 Local Documentary 22.00 Documentary One 22.50 Liga Spanyol Atletico vs Getafe
07.00 Spongebob 08.00 Back At Banyard 09.00 Big Movies 11.00 Kitchen Beib 11.30 Ngidam 12.00 Kesempatan Kedua 13.00 Global Siang 13.30 Genie 14.00 Movie Special 15.30 Berita Global 17.00 Naruto 20..00 Big Movies 21.00 My Name Is Eko 22.00 Made In Indonesia 23.00 Big Movies 01.00 Global Malam 01.30 MTV Insomnia
**m30/B
Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuan
Mel Gibson Gagal Tampil Di Hangover Aktor Hollywood yang dirundung skandal, Mel Gibson, telah kehilangan kesempatan jadi bintang tamu di sikuel film komedi laris, The Hangover, setelah kru dan pemain lain menyampaikan keberatan, kata sutradara film tersebut, Kamis (21/10). Sutradara Todd Phillips dan studio film Warner Bros siap menampilkan aktor peraih Oscar dan sutradara film seperti Braveheart itu sebagai artis tato di The Hangover 2. Tapi sekarang mereka telah mencabut tawaran tersebut, sebagaimana dikutip dari Reuters Life! “Aku kira Mel akan tampil gemilang di film ini dan aku mendapat dukungan penuh (studio),” kataTodd di dalam satu
pernyataan bersama dengan Warner Bros. “Tapi aku menyadari pembuatan film adalah upaya kolaborasi, dan keputusan ini akhirnya tak memperoleh dukungan penuh dari seluruh pemain lain dan awak.” The Hangover 2 akan menyatukan kembali Zach Galifianakis, Bradley Cooper, Ed Helms dan Justin Bartha — membintangi film aslinya 2009. Di dalam film itu, semua teman tersebut berusaha menyusun potongan kejadian pesta melepas masa lajangdiLasVegasdanmenemukan teman mereka yang hilang. Film itu mengantungi lebih dari 467 juta dolar AS di box office global.Tak ada alasan diberikan bagi penentangan terhadap penampilan Mel Gibson di lanjutan film tersebut.Tapiituterjadimengikuti skandal yang melanda Mel selama berbulan-bulan sehubungan dengan rekaman video dan telefon yang dikatakan dia berkata kasar kepada mantan
07.30 Selamat Pagi 08.00 CAWAN 09.00 Cooking In Paradise 11.00 Wildlife On One 12.00 I Gosip Siang 13.00 Buku Harian Si Unyil 14.00 One Stop Football 15.30 Paradiso 16.00 Mancing Mania 16.30 Redaksi Sore 17.30 Guruku Selebritis 18.00 Wara Wiri Weekend 19.00 Misterl Tukul 20.45 Pas Mantab 21.45 Beauty And Azis 23.00 Clas Community 23.30 Kualifikasi MotoGP
Gambar Bintang Glee Undang Kecaman GAMBAR tak seronok di majalah pria GQ menampilkan tiga awak Glee memicu munculnya kecaman karena gambar itu sudah dianggap mengganggu dan pedofilia Gambar tersebut juga mencuatkan pertanyaan mengenai apakah tayangan musik populer di TV itu jadi berlebihan, sebagaimana dikutip dari Reuters Life! Pose rok mini, sepatu hak tinggi, celana sangat pendek dan provokatif menampilkan Lea Michele (Rachel), Dianna Agron (Quinn) dan Corey Monteith (Finn). Ketiganya memainkan peran murid sekolah menengah di tayangan televisi peraih Emmy itu. Tapi sebenarnya ketiga bintang tersebut berusia 20-an tahun. Kelompok pengawas The Parents Television Council (PTC) menyatakan gambar itu mendekati pedofilia, mengingat GQ adalah majalah pria dewasa. “Ini cuma contoh paling akhir mengenai seksualisasi berlebihan atas gadis muda demi hiburan,” kata PTC. Glee, komedi yang kadang-kala suram dan subversif menampilkan grup musik
pacarnya. Mel Gibson yang bungkam selama berbulan-bulan terhadap publikasi yang merusak citranya juga menyinggung perasaan masyarakatYahudi di Hollywood dengan “ucapan anti-Semit” setelah ia ditangkap karena mengemudi dalam keadaan mabuk pada2006.WakilMeltakmemberi komentar pada Kamis (21/10). PolisiLosAngelesmenangkap Mel (54) karena ia dicurigai melakukan kekerasan dalam rumah tangga terhadap mantan pacarnya, penyanyi kelahiran Rusia Oksana Grigorieva. Mel dan Oksana memiliki seorang putri berusia satu tahun. Oksana (40) kini diselidiki untuk mengetahui kemungkinan pemerasan terhadap Mel. Tak satu pun dari mereka telah dijadikan tersangka. Pasangan tersebut berpisah pada awal 2010 dan telah terlibat pertengkaran dipengadilanmengenaihakasuh atas putri mereka. (ant)
sekolah menengah, telah membuat heboh budaya musik pop AS sejak debutnya 2009. Bintang super seperti Madonna, Britney Spears dan Lady Gaga siap mengizinkan lagu mereka ditampilkan. Pihak Fox pada Rabu tak bisa dimintai komentar mengenai pernyataan PTC itu. Tapi Pemimpin Redaksi GQ Jim Nelson mengatakan kelompok pengawas tersebut “mesti belajar memilah kenyataan dengan fantasi”. “Sebagaimana seringkali terjadi di Hollywood, `anak-anak` ini berusia 20-an tahun. Cory Monteith hampir berusia 30 tahun. Aku kira mereka cukup dewasa untuk melakukan apa yang mereka mau,” kata Jim. Bob Thompson, profesor kebudayaan populer di Syracuse University, mengesampingkan komentar PTC, dan menyatakan Glee tak pernah jadi “tayangan anak-anak” kendati menarik remaja. “Sejak awal, `Glee` telah menangani ganja, kehamilan remaja dan seks gay,” katanya.(ant)
Madonna Gandeng Van Damme Bantah Laporan Brondong Baru Tentang Serangan Jantung Aktor dan artis bela diri Belgia Jean Claude Van Damme memanfaatkan jejaring, Rabu (20/10), untuk membantah laporan mengenai dia menderita serangan jantung di lokasi pengambilan gambar film paling akhirnya “Weapon”. “Beberapa jam lalu, aku membaca desas-desus di Internet mengenai aku menderita serangan jantung,” kata Jean Claude Van Damme (50) di laman Facebooknya, sebagaimana dikutip dari Reuters Life!. “Tolong jangan percaya semua yang anda baca dari desas-desus di laman JCVD tak resmi mana pun. JeanClaude Van Damme berada dalam kondisi sehat 100
Mel Gibson/whatzups.com
persen, berlatih dengan baik untuk melakukan pertarungan dan mengirim kepada teman serta penggemarnya cinta yang berlimpah,” demikian isi posting tersebut. Posting serupa di jejaring resmi aktor itu, www.musclesfrombrussels.be, mengatakan, “JCVD berada dalam kondisi yang lebih baik daripada sebelumnya dan mempersiapkan pertarungannya pada Juli. Dia tak menderita serangan jantung di lokasi syuting `Weapon`, sebagaimana dilaporkan di sebagian jejaring!” Seorang wakil Jean Claude Van Damme di Hollywood belum memberi
Van Damme/iconvsicon.com
komentar, dan seorang lagi belum menjawab telefon, yang tampaknya berasal dari jejaring film tak terkenal Twitch. Twitch menyatakan pahlawan aksi tersebut sempat dirawat di satu rumah sakit di New Orleans sebelum pengambilan gambar film “Weapon”. Laporan itu menyatakan Jean Claude Van Damme diperkenankan pulang, kembali ke Belgia dan akan pulih sepenuhnya. Tidak jelas kapan kejadian yang dilaporkan tersebut telah terjadi. Weapon —film aksi mengenai pembunuh yang bersaing untuk membunuh seorang pemimpin kartel narkotika— direncanakan diluncurkan pada 2011.(ant)
PUTUS dari pacarnya Jesus Luz, yang 28 tahun lebih muda, Madonna kini menggandeng pria muda lain. Penyanyi berusia 52 tahun itu tertangkap kamera meninggalkan bioskop di New York bersama Brahim Zaibat, seorang penari latar. Madonna dipercaya sudah berkencan dengan Zaibat selama beberapa bulan terakhir. “Mereka sudah terlihat bersama selama beberapa bulan tetapi benar-benar menyembunyikannya,” kata seorang sumber kepada situs X17Online.com, seperti dikutip Daily Mail. “Madonna tidak ingin mengungkapkannya sebelum dia punya waktu untuk melihat bila hal-hal benarbenar berjalan antara dia dan Brahim atau tidak. Semua berjalan baik sehingga dia akan mempublikasikan hubungan itu.” Usia pasti Zaibat belum terungkap. Namun, diperkirakan dia masih berusia
dua puluhan. Foto itu muncul setelah Madonna dinyatakan mengencani penari latar lain dengan nama sama, Brahim Rachiki. Madonna diklaim geram setelah dia dilaporkan mengencani Rachiki, dan memutuskan untuk mengungkapkan identitas pacar barunya. Madonna dan Zaibat pertama kali terlihat bersama di klub malam SL di New York. Keduanya berpelukan dan berciuman di depan pengunjung klub. “Mereka datang bersama dan bergandengan tangan di area privat,” kata seorang sumber kepada New york Post. “Madonna berdiri dan menari selama satu jam sebelum kembali ke pacarnya. Mereka langsung bermesraan di depan tamu lain. Setelah selesai di lantai dansa, mereka menemukan tempat duduk yang lebih privat di mana mereka berpelukan dan berciuman sepanjang malam.” (ant)
Sepi Job, Luna Maya Bangkrut?
Luna Maya/vvn
Sejak kasus video pornonya diusut pihak berwajib, Luna Maya jarang tampil di layar kaca. Beberaoa kontrak kerjanya pun dibatalkan. Bahkan, ia mengundurkan diri menjadi bintang iklan Lux. Hal itu membuat artis ini tertimpa kabar tak sedap. Luna dikabarkan bangkrut. “Kata siapa? Nggak ah,” kata Olga saat ditemui di Studio RCTI, Jakarta Barat. Olga yang memang memiliki hubungan yang
akrab dengan kekasih Ariel tersebut mengatakan sampai saat ini Luna baik-baik saja termasuk juga masalah keuangannya. Menurut Olga walaupun Luna jarang tampil di televisi, artis tersebut masih memiliki beberapa bisnis. “Bisnisnya masih jalan kok. Dia mah, walau nggak sibuk juga tetap kaya raya,” ucapnya. Olga mengaku sampai saat ini ia dan Luna masih sering bertemu. Presenter ini
sering bertemu dengan wanita berwajah indo itu di restoran miliknya di Kemang, Jakarta Selatan. Namun, Olga menambahkan saat bertemu dengan Luna, Olga tak pernah menanyakan masalah pribadi. Ia tak mau menambah beban sahabatnya tersebut. “Kalau ketemu, aku kan orangnya nggak mau nanyananya. Tapi, dia itu orangnya tegar dan penuh semangat,” ujarnya lagi. (vvn)
Kisah Si Kursi Ajaib Filip, Toska dan Kuki adalah tiga bersaudara berasal dari keluargamusisimiskin.Padasuatu hari mereka menemukan satu kursi berwarna merah yang jatuh menimpa atap mobil mereka. Sejak saat itu hidup mereka pun berubah. Kursi yang mereka temukan, ternyata bukan kursi biasa. Kursi ituterbuatdarikayusebuahpohon ajaib. Keinginan seseorang akan terkabul bila orang tersebut mengucapkan keinginannya saat duduk di kursi itu. Film itu memotret arti pentingnya sebuah keluarga dari sudut pandang anak-anak. Pada awalnya mereka ingin orang tua
mereka mendapatkan banyak uang.Masalahmunculsaatkakak perempuan sang ibu, duduk di kursiitudanmengatakandiaingin orang tua ketiga bocah itu bekerja di kapal pesiar selama satu tahun. Saat orang tua mereka menerima pekerjaan itu, ketiga bocah itu kecewa. Filip, Toska dan Kuki harus tinggal bersama bibi mereka yang kaya tapi judes, karena orang tua mereka harus berkeliling dunia. Filmitumenceritakanperjuangan ketigabocahituuntukmendapatkan orang tua mereka kembali dengan bantuan si kursi ajaib. Dalam petualangan mereka, sang bibi yang berubah menjadi
gadis cilik turut serta. Sang bibi berubah karena keinginan ketiga bocah itu yang tak ingin dihalangi saat menyusul orang tua mereka. Begitulah sepenggal cerita dalam film berjudul Magiczne Drzewo (The Magic Tree) karya sutradara Andrzej Maleszka. Film Polandia itu merupakan salah satu film diputar di Festival Film Eropa (Europe On Screen/EOS)2010. EOS diadakan di Jakarta tanggal 5-12 November 2010. Tingkah laku dan keinginankeinginan yang diucapkan keempat bocah itu mampu mengundang tawa. (ant)
Kisah Si Kursi Ajaib Film The Magic Tree. (Dok.Festival Film Eropa 2010)
Madonna/blogspot.com
B10 1 CM 2 CM
WASPADA
Rp. 12.000 Rp. 24.000
3 CM 4 CM
BURSA
AUTOMOTIVE
Rp. 36.000 Rp. 48.000
Informasi Pembaca
Bursa Automotive
AC : Air Condition BR : Ban Radial CL : Central Lock ND : Nippon Denso DB : Double Blower
PS PW RT VR EW
: Power Stearing : Power Window : Radio Tape : Velg Racing : Electric Window
DAIHATSU Zebra Epass Pick Up ‘02. Wrn. putih. BPKB 1 nama, STNK Bln 9. AC, CL, Alarm, Cat asli, original, Tdk kecewa pemakai. Hrg. 37Jt Nego. Hub. 0813 977 00119 “BAWA PULANG DAIHATSU BARU ANDA SEKARANG !!! Xenia Hanya DP 11 Jt-an Angsuran 2 Jt-an Terios DP 15 Jt-an ansuran 4 Jt-an Grand Max Pick Up, DP 7 Jt-an angsuran 2 Jt-an, dll. Proses Mudah dan dijemput 24 jam stand by. Pemesanan Hub. MANDA ASTRA- DAIHATSU. SM. Raja Medan. HP. 0812 6316 330 / (061) 6647 0080
XENIA..DP mulai 10 Jt-an angsuran 2,9Jtan TERIOS...DP mulai 13 Jt-an angsuran 4,1 Jtan Luxio, Sirion, Pick Up & Minibus DP hanya 10% Syarat mudah, Proses Cepat, Kredit s/d 5 tahun Hubungi: ROZAK 0812 6310 9000 - 7704 9000
PROMO HARI INI ASTRA DAIHATSU
Xenia DP mulai 11 Jt-an, Pick Up DP 7 Jt-an Terios DP mulai 15 Jt-an, Luxio DP 6 Jt-an Hub. IQBAL ASTRA 0813 6100 7907 / 66907084 “DAIHATSU BARU MILIK ANDA” New Pick Up Grand Max DP 7 Jt-an Angs. 2 Jt-an x 36 Bln. Luxio DP 11 Jt-an Angs. 4 Jt-an x 48 Bln Xenia XI VVT-i DP 13 Jt-an Angs. 3 Jt-an x 59Bln. Juga Grandmax Minibus, Sirion & Terios Ready Stock Pesan sekarang. Hub. Ahmad Arif Astra Daihatsu 0812 6005 2465 / 762 77692
# DAIHATSU 100% BARU # * Xenia DP: 11Jt Terios DP: 13Jt * Pick-Up DP: 5 Jt Luxio DP: 7 Jt Proses cepat, Data dijemput + Hadiah Hub: Kalpin 0852 7041 9000 DAIHATSU XENIA THN 2004
Warna Silver Met, Type Li Deluxe Plus, PW, CL, Remote, VR, BR, BK asli Mdn, BK baru panjang, Tangan 1, Mobil cukup sempurna (Original), Harga 92,5 Jt/nego yg mau beli serius hub. 0812.653.2880 (TP)
DAIHATSU TAFT GTS THN ‘89 W. Biru, Solar, Komplit, Ban besar, Rp. 37 Jt KEMBAR PONSEL Jl. SM. Raja No. 200 (dpn UISU) 0812.6038.5555/ 785.1402
HONDA ALL NEW CITY I-VTEC Dijual. Thn. 2008, Manual, warna hitam, pajak panjang. Hub. 0852 7600 8588. TP. HONDA Grand Civic Thn ‘90 W. Hijau, AC, VR, Hrg Rp. 38 Jt/nego HP. 0812.6075.3638 H O N DA C i v i c Wo n d e r T h n ‘ 8 7 W. Merah, BK Medan asli, Komplit, AC, Tape, VR, BR, Hrg 24 Jt Hub. 0813.7692.4824 / 0813.7742.1785 MITSUBISHI L300 MB Sparta Thn. 2005. Warna biru, BK Medan, Velak Racing, BR, VCD, Power Sub Wofer, Mobil cantik, Siap pakai. Hub. 0813.6150.3449
DIJUAL OVER KREDIT NISSAN X Trail ST A/T. Th. 2005. Warna hitam metalic, Velg Krom, mulus, cantik, terawat, jarang pakai. Khusus pemakai. Siap pakai. Satu nama di BPKB. Km. Rendah. BK Asli Medan. Kembali DP 45 Jt. Angsuran Tinggal 41x lagi dari 4 Th. Asuransi All Risk. 4 Th. Ditambah Tjh (pihak ke 3 Rp. 10 Jt.) Kami Tunggu di 0813 6203 4488
ISUZU Panther Miyabi 1995 AC, Tape, VR, Rp. 46Jt/Nego. warna hitam. Hub. 0819 837954 / 0852 6227 2983 # ISUZU 100% Baru (Astra) # Panther Pick Up turbo..............DP 5 Jt Panther LM, LV, LS, Touring.......DP18Jt Hub. Suprapto 061-77860168 / 0813 7507 0088
ISUZU Panther Grand Deluxe ‘95 merah metalik, BK Panjang. P. Steering, P. Window, Alarm, Velg Racing, BPKB 1 nama, jok baru, siap pakai. Harga 63Jt/Nego. Hub. 0812 6568 818 / 061.7730 5875 ISUZU Panther Thn ‘93 Dijual Hi Grade, Warna Hijau (Grand Salon) Hub. 0813.7717.1715 DEALER RESMI SUZUKI MOBIL
PU 1.5 DP 12 Jt-an Angs. 2.883.000,APV DP 12 Jt-an Angs. 4.830.000,NB: Proses Mudah & Cepat Data dijemput Hub. 0812 6540 809 / (061) 7772 2121
5 CM 6 CM
Rp. 65.000 Rp. 78.000
‘70/ 73 HUB. 0821.6031.3063
9 CM Rp. 126.000 10 CM Rp. 140.000
11 CM Rp. 165.000 12 CM Rp. 180.000
BURSA
PERABOT
TOYOTA BARU
AVANZA, RUSH, INNOVA, FORTUNER, YARIS, VIOS, ALTIS, CAMRY, HILUX. DP + Bunga Ringan. Hub. 0813 7512 7297 - (061) 7795 1428
TOYOTA Avanza Type G VVT-I Dijual. Thn. 2006 Akhir, Warna hitam, BK Medan asli, satu tangan, mesin sangat halus. Body mulus. Seperti Baru. Harga Rp. 132Juta/ Nego. Hub. 0812 6038 561
TOYOTA BARU Wil. Aceh & Sumut. Pesan sekarang juga, bunga ringan. Kredit s/d 5 tahun. Info: 0812 604 81001 DIJUAL (BU) Toyota Soluna Thn. 2001. Warna biru, AC, Tape, lengkap, mulus, harga nego. Hub. 0813 7674 9063 - 061.7786 8964
TOYOTA Kijang G ‘95 AC Double, Long, Mulus, Pajak baru, Abu² Met, Harga Rp. 67,5 Jt Hub. 0812.650.8434 (061) 7778.7979 TOYOTA Avanza G Thn ‘05/ 06 Asli Mdn, Tgn pertama, Ban 5 bh baru, Cat original mulus, W. Coklat Muda Met Hub. (061) 6993.9763, TP
TOYOTA Kijang Thn ‘88, 6 Speed, Complet, Long Jl. Perjuangan Bromo No. 55 HP. 0813.7522.9369 TOYOTA Avanza Hitam, Thn 2006 akhir, Type G, VVTi Pajak panjang (1 tahun), BPKB 1 nama, Rp. 131 Jt/nego Hub. 0812.6056.6356 / 7751.1101
TOYOTA Starlet Capsul 1.3 Thn ‘91 W.Biru, BK Medan Hub. 0813.6176.1239 TOYOTA Starlet Thn ‘94 1.3 SE,G, W. Biru, BK Mdn, AC, Tp, VR,BR, Power stering, Body dan cat mulus, Siap pakai, H. 59 Jt/nego hub. 0852.6176.2517
TOYOTA Kijang Commando LSX, 5 Speed Thn ‘87, AC, Tape, VR, Hrg 38 Jt/nego Hub. 0878.6709.5494
TOYOTA KIJANG KRISTA DIESEL
W. Biru Metalik Tahun ‘99, Model Tahun 2003, BK Medan asli, Pajak panjang, Jamin mulus, Siap pakai, H. 108 Jt/nego
-
TOYOTA Kijang Grand Extra Thn ‘95/96 W. Abu² (Long 1.8) Toyota Avanza Thn 2005 W. Biru Toyota Kijang LSX Thn ‘97 W. Abu² Diesel Suzuki Baleno Thn ‘98 W. Hijau Daihatsu Xenia Thn 2004 W. Merah, Type Xi (1.3) Daihatsu Rocky Thn ‘94 (W. Hitam) Toyota Kijang Grand extra Thn ‘93 W. Abu² Met, Set Dijual Cash & Credit/ Tukar (+) Hub Jl. Mustafa depan Buloq Thn (061) 662.4884
TELAH TIBA ‘BUCKET IMPORT’ Murah 0812 6001 0001 KHUSUS TOYOTA HARDTOP - Mesin Toyota 2 F (baru ganti piston original) Rp. 8Jt - 1 Set AC ND + Blower Super King Rp. 1,8Jt - 1 Set Power Steering Toyota Original Rp. 2,8Jt - 1 Set Jok Rp. 800 rb. Serius Hub. 0821 6602 9389 - 0812 640 27249
BURSA
ELEKTRONIK JUAL & BELI
TV, LCD, Playstation 1, 2, 3, Kulkas, M. Cuci, Laptop, LCD Projector, Handycam, Camera. Tape Compo, Power Dll. Hub. UD. SENANG HATI: 4517509 - 77073637. Jl. Sekip 67 A
AC
BARU “HARGA” SPECIAL - PANASONIC - MITSUBISHI - SAMSUNG - GENERAL - CHANGHONG
- LG - AUX - DAST - FUJI - DAIKIN
SEWA - SHARP PLASMA CLUSTER FLOOR STANDING HUB: 3 Pk Jln. Sutomo No. 139 C. & 5 Pk
TOKO SUPER ELECTRONIC Simp. Gandho
TEL. 061-7347810 - 7360741 TEL. 77982281 medan INSTALASI & PEMASANGAN SERVICE, REPARASI AC - KULKAS
TRANSFER DVD-VCD Dari VHS, Mini DV, Hi-8, Betamax, Laserdisc, Kaset Tape. Shooting & Foto Resepsi, Ultah, Candid, Pre-Wed, Profile Kharisma Studio Jl. Mahkamah Tel. 7364845-77112200
BURSA
SERVICE
AC
ELEKTRONIK REPARASI AC, KULKAS, MESIN CUCI Kompor Gas, Dispenser H & C TV, M. Pompa Air Sanyo
Hub. SURYA TEKNIK SERVICE Telp. 66482216 - 0813 7589 8757 Siap Ketempat
MAJU TEKNIK
AC
7030118 76750084 KULKAS, M. CUCI DISPENSER (BERGARANSI)
SERVICE GAS Kompor + W. Heater GAS Hub. AHOK 77770544
BUTUH DANA KAMI SOLUSINYA, JAMINAN BPKB MOBILL DANA Data lengkap, Langsung cair, BPKB aman Hub. Kami: FINANCIAL SOLUSINDO . (061) 7763.1725 TUNAI HP0815.3447.0666
DANA CEPAT
Jaminan BPKB, Mobil, Sp. Motor, Betor dan Taksi semua tahun, Surat Tanah. syarat ringan, Proses Cepat. Hub. 061-7633 6525 -0812 6081 3010
ANDA BUTUH DANA
Jaminan Apa Saja, Sertifikat Tanah. Spd. Motor, Take Over Mobil. Hub. 061-8222774, HP. 0816 314 1807
SUZUKI Alexander Thn ‘86 W. Biru Pajak baru, PR, RT, Sehat, Siap jalan jauh pemakai tidak kecewa, Hrg 15 Jt 0812.649.6881
RENTAL MOBIL MURAH Rp. 250.000/Hari Mobil: Avanza, Xenia. HP. 061.66477734, 0813 9779 1077 Maaf TP.
SUZUKI Baleno Thn ‘97 Warna Merah Met, Lengkap, BK Mdn, Mulus, Siap pakai Hub. 0812.652.1365
ALAT BERAT
BURSA
BURSA
DIJUAL MESIN2 LENGKAP
Untuk Pengolahan Pintu, Kusen, dll. (1 buah mesin ketam pres, 1 mesin siku, 1 mesin sponeng, 1 mesin potong, 1 mesin Roter, 1 mesin Selendang kecil, 1 mesin Bor, Dan mesin2 tangan, Roter, Ketam, Bor, Potong, Amplas, Gerinda) Hub. 0812 6000 709
SPRING BED DIJUAL MURAH
Lebih Jelas hubungi kami di 061- 457 6602 Terimakasih
Hub. 0812.625.9099 - 0812.6443.7047
- TOYOTA Kijang Super Thn ‘94 W. Biru AC dabel - Daihatsu Espase Minibus Thn 2004, W. Silver - Daihatsu Escada Minibus Thn 1995 W. Merah - Suzuki Carry Adventure Minibus 1.3 Thn ‘96/ 97 W. Abu² Hitam - Suzuki Carry Minibus 1.3 Thn ‘93 W. Biru Hub Jl. Helvetia Raya Pasar 7 (Manunggal) Telp. (061) 7725.6868
TEMPAHAN MURAH - Lemari pakaian 3 pintu Sungkai asli Rp. 1.500.000 tempahan - Kitchen set atas bawah Sungkai asli Rp. 1,5 Jt/mtr Hub Telp. (061) 661.6802 - 661.8116 - 7653 2188
Hindari bertransaksi melalui ATM
TOYOTA Starlet Thn. 96. Warna biru, lengkap. Siap pakai. Hrg. 63Jt Nego. Hub. 0813 7722 6440/0812 6370 2096
BURSA
KONSTRUKSI
WC TUMP TUMPAAT, Sal. AIR, K. Mandi Tel. 06177008458, 0813 6230 2458 NARO SERVICE Jl. Sisingamangaraja
WC 0812 60444275 JL. SETIA BUDI
Hub. TUMPAT / SEDOT WC/GRANSI
WC 0812 642 71725
MOBIL SEDOT
PAK ADI
Jl. BRAYAN MEDAN
WC
HP.
TUMPAT/ SEDOT
77442112
Jl. Gatot Subroto Medan Ada Garansi
MINI & EFEKTIF IKLANKAN PRODUK ANDA
BURSA
HILANG/TERCECER TERCECER/ HILANG Surat Tanah jual beli atas nama SU-IB alamat Jl. PImpinan Gg. Sabar Nomor 5 Medan, dengan ukuran 9x15meter, bagi yang menemukan harap hubungi (061) 662.6287, tidak di tuntut dan akan berikan hadiah sepantasnya
TERCECER
BPKB Spd motor Honda BK 2456 IY, A/n. Lasma Sudarmawaty Sianturi Jl. Kapt. M. Jamil Lubis No. 96 M. Tembung No. Rangka: MHIJB81198K275056 No. Mesin : JB81E-1271837
Spring Bed 6 kaki 2 lapis Rp. 1.100.000 Spring Bed 5 kaki 2 lapis Rp. 1.075.000 Spring Bed 4 kaki 2 lapis Rp. 1.000.000 Spring Bed 3 kaki 2 lapis Rp. 900.000 Spring Bed 3 kaki Dorong Rp. 1.000.000 Garansi Per 10 tahun Hub Telp. (061) 661.6802 - 661.8116 - 7653 2188
Anda Butuh Perabot Jepara Asli?
MALIOBORO PERABOT Hubungi: Jl. Bilal No. 90 P. Brayan Medan Telephone Toko : 661.6285 Rumah : 661.1540 Fax : 661.6285 (061) Jl. K.L. Yos Sudarso depan SMA Negeri 1 Tebing Tinggi Telp. (0621) 24243
HILANG/ TERCECER Surat Sertifikat Camat Tanah A/n. Sudirman, Uk. 1,5 Rante, Alamat Dusun Mulia Kasih T. Hilir II
BURSA
ALAT MUSIK
SURAT HILANG
Your Painting Solution Selamat menempati Show Room Baru Jl. Prof. HM. Yamin, SH No. 70 E Medan HARI/ TGL : MINGGU / 24 OKTOBER 2010 Telp. (061) 457.5599 Fax. (061) 453.3350 JAM : 07.30 WIB PAGI Dari: TEMPAT : MESJID RAYA AL MASHUN MEDAN RUSLI (CV. Aceh Trasindo) IKLAN INI SEKALIGUS SEBAGAI UNDANGAN RESMI YANG INSYA ALLAH AKAN DIADAKAN PADA:
BURSA
PENDIDIKAN
LEMBAGA PELATIHAN KERJA “IMMANUEL MEDAN” “BEASISWA PELATIHAN TEKNIK SEPEDA MOTOR” (SYARAT KETENTUAN BERLAKU)
1. TESTING GEL I : 1 NOPEMBER 2010 2. TESTING GEL II : 8 NOPEMBER 2010
a. Grant C No: 739 b. Surat Ketetapan Hakim Pengadilan Negeri di Jakarta No: 273/1971 P tanggal 17 Februari 1971 c. Akta Penjualan dan Pembelian No. 31 Notaris Kusmulyanto Ongko tanggal 10 Mei 1971 d. Akta Kuasa Notaris Kusmulyanto Ongko No. 116 tanggal 31 Mei 1971 f. Akta Keterangan Notaris Kusmulyanto Ongko No. 117 Tanggal 31 Mei 1971 Benar telah hilang tercecer di sekitar Jl. T. Cik Ditiro Medan A/n. Ilham Pangestu
JL. JEND. GATOT SUBROTO NO. 325 MEDAN TELP. (061) 456.9548 - 457.3158
Alamat kantor: Jl. Setiabudi No. 190/ 40 (Graha Jansum) ±20 meter dari Simpang Doktor Mansyur Medan ke arah Tanjung Rejo
NB: Iklan ini berlaku 10 hari dari terbit
DIBUTUHKAN
1 Org Ahli Gizi untuk ditempatkan di RSU Indah Bagan Batu Riau Hub. 0811.630.244
TERCECER
HILANG/ TERCECER
LPK IMMANUEL MEDAN
BURSA
Ijazah atas nama Nani Suwarni Dan Elisyahrini Hrp. Ijazah Sarjana Dan Akta Mengajar IV Universitas UMN Alwashliyah Medan. Bagi yang menemukan harap antar langsung ke Jalan Sakti Lubis Gg. Pegawai 32 Medan. Tidak akan dituntut dan akan diberi hadiah sepantasnya.
Kepada:
ISTANA WARNA
PIMPINAN AL-USTADZ H. AZWARDIN NASUTION
LOWONGAN
TELAH HILANG
Selamat
HADIRILAH BERAMAI-RAMAI ACARA ZIKIR DAN DOA DARI MAJELIS ZIKIR AT-TASYKIR SUMATERA UTARA
!!! LOWONGAN KERJA !!! PT. USA INTERNASIONAL Perusahaan baru buka membutuhkan P/W usia 18 - 45 tahun. Untuk di posisikan dikantor, Penghasilan Rp. 1.800.000/ bulan, Pendidikan terakhir minimal SMP, SMU sederajat, ada shift kerja Hubungi: IBU EVITA HP. 0813.7067.6894 100% NON SALES
Surat Keterangan Tanah No. 15/SKT/ IX/SK/89. Tanggal 8 September 1989. An. M. ILYAS SA’AD. Jl. Pimpinan Gg. Cempaka No. 10 Medan. Barang siapa menemukan Surat Keterangan Tanah tersebut harap menghubungi dan mengembalikan kepada EKO. Yang beralamat di Jl. Taut Gg. Langgar No. 12 Medan. HP No. 0852 7530 1431 - 0812 600 45424
Khusus Medan Deli, Marelan, Labuhan, Belawan Hub. 0812 6390 660 Iklan Anda Dijemput
KEPADA KAUM MUSLIMIN/ MUSLIMAT
TEMPAT PENDAFTARAN:
4525462
Telah hilang dua buah BPKB Honda/ NFIIBID M/T (Revo) Dan Honda MCB (WIN). Beserta satu buah STNK. Di Toilet Mesjid Ubudiah (PTPN. II). Tg. Morawa. Pada Tgl. 15-10-10, BK 2561 AQ. An. Agus Wirawan. No. Mesin JBCIE - 1087310 No. Rangka MHIJBC 1109KO 88311. Beserta BK 4454 HJ. An. TJOA TJIE HIN. No. mesin Habde - 1058200 No. Rangka MHIHABDI64K.058312. Bagi yang menemukan Bisa dihubungi Bpk. Taufik atau Nazir Mesjid Bpk. Suroso. Tidak akan dituntut dan kami akan memberikan uang yang sepantasnya. HP. 0813 6168 8699- Telp. 76688699
SURAT² TANAH
FAX.4561347 HARGA BELUM TERMASUK PPN 10%
IKLAN KHUSUS 6x1,5 kolom Rp. 120.000
TERCECER STNK dan BPKB Asli No. Mesin JB51E-1173789 N o . P o l . B K 5 1 2 4 K P A / n . N I L AWAT I SITUMORANG. Alamat Gg. Pemuda I No. 9 Kp. Baru Hub. 0813 6224 9995 TELAH TERCECER Surat Keterangan Tanah Nomor: 593.83/8/SKT/IX/ 1998 An. SITI. alamat Jln. Kapten Muslim Gang Rapi yang ditandatangani Oleh Lurah Helvetia Timur, dan diketahui Oleh Camat Medan Helvetia. Tercecer disekitar Jl. Kapten Muslim. Bagi yang menemukan mohon Hubungi: 0813 6140 5096 (NIAR). Tidak dituntut dan akan diberikan hadiah sepantasnya.
Sebaiknya berjual beli secara langsung bertemu
TOYOTA Sedan Model Vios G Hitam met Thn. 2005 mulus, BK Medan, Velg 17 Inc, Ada TV, Hrg. 120Jt. Bisa Tukar + Minibus. Hub. 061.6967 9753
RENTAL MOBIL
SUZUKI Katana Thn ‘92 BK Medan, W. Hitam, Kondisi seperti baru, Siap jalan jauh, Body kaleng, Mesin bagus (B.U) Hub. 0813.7051.3271
Rp. 91.000 Rp. 104.000
Pelanggan Terhormat
MERCY MINI
SUZUKI Katana Thn ‘88 Jumbo, W. Biru Lengkap, BK Medan Hub. 7772.3498
SUZUKI Katana GX Thn ‘94 W. Hijau BK Medan, AC, Tp, VR Ban baru, Body kaleng², Cat mulus, Kondisi siap pakai, H. 45 Jt/nego Hub. 7638.2311/ 0811.653.384
7 CM 8 CM
HYUNDAI Accent Th. 2000 W. Merah met. Body kaleng, BPKB 1 nama. H. 48Jt Nego. Hub. 0852 6161 8626 Jl. Ismailiyah Ujun Dekat Kuburan Halat. 765 22076
Sabtu, 23 Oktober 2010
LOWONGAN KERJA
Wanita (Gadis/ Janda), Jaga anda gaji Rp. 600 Rb - 1,2 Jt/ bln (Bersih), Uang kerajinan 50 Rb/bln Hub. “IBU CAHAYA” 0813.6262.7635 Jl. Abd. Hamid No. 44 G. Subroto Mdn
LOWONGAN KERJA
Butuh tenaga kerja P/W (17-35 thn) untuk posisi dalam kantor, ada shift kerja, bukan Sales, Syarat: - Pendidikan min SMU/ sederajat - Bawa surat lamaran lengkap + Guntingan iklan ini untuk proses interview Penghasilan: Rp. 1.800.000/bln Hub. IBU NURHALIMAH HP. 0812.6388.5458=> TDK SMS Alamat kantor: Jl. Brigjen. Zein Hamid No. 221C (±m dari Pamplet Seroja Indah) arah Delitua Medan NB. 5 pelamar pertama langsung diterima
LOWONGAN
PENGAJAR/ PEGAWAI I. PENGAJAR BAHASA INGGRIS KOMPUTER SYARAT: - Mahasiswa/ Tamat D3/ S1
II. PEGAWAI SYARAT: 1. Wanita tamatan SMK 2. Menguasai Ms.Word & Ms. Excel 3. Full time & kontrak min. 6 bulan Lamaran diantar langsung ke: Pusat Pendidikan Bahasa dan Komputer
GEMILANG EDUCATION CENTRE MEDAN
: Jl. Aksara 130-131 Telp. (061) 735.6625 (depan Ramayana Aksara Medan) P. SIANTAR : Jl. A. Yani 10 Telp. (0622) 703.0999 (samping Radio Boss FM)
KESEMPATAN
#JADI PERAWAT DI JEPANG# BAGI LULUSAN AKPER DELI HUSADA/ MEDISTRA
PELUANG USAHA
Pemasangan Depot Air Minum Isi Ulang paling murah Sesuai kemampuan anda 1. Depot RO 40 s/d 400 Galon/ hari 2. Depot Air Mineral/ Pegunungan 3. Jual alat-alat depot isi ulang Terima siap untuk jualan
UD. RIZKY ABADI JAYA
Jl. Veteran Psr. 10 (dpn Mesjid Al-Hidayah) Helvetia Telp. (061) 685.7558 HP. 0813.7580.8866
BURSA
TRAVEL/ WISATA
Hotel Islami ACEH HOUSE Fasilitas Kamar AC, LCD, Kulkas,Water Heat Wifi, Sajadah & Al-Qur’an Jl. Murni No. 24 - Medan 061 - 8214500 - 081263044600
Tahun 2008 & sebelumnya (min tamat 2 thn) Agar mendaftar jadi Perawat di Jepang
Pendaftaran : 22 Nov - 17 Des 2010 Testing : 20 - 21 Des 2010 Berkas selengkapnya hub: Ibu Erna: 0813.6123.1869 Ibu Dewi: 0852.7527.3634 Pak Kuat: 0812.6555.505
DIBUTUHKAN SEGERA
Ingin Promosikan Produk Anda Harian
WASPADA Media yang Tepat untuk Iklan Anda
Kami perusahaan di bidang kontraktor butuh karyawan yang berpengalaman di bidang: 1. Batching plant (operator, 1 team) 2. Civil engineering (operator, 1 team) 3. Stone crusher (operator, 1 team) 4. Ready mix concreate (laboratory) 5. Wheel leader (operator) 6. Excavator (operator) 7. Rock drill (1 team/ 6 orang) 8. Driver dump truck (25 orang) 9. Tukang borongan harian (200 orang) 10.Truck crane (operator) 11.Mandor civil (6 team) 12.Mekanik: a. batching plant c. crusher plant c. wheel leader d. excavator e. dump truck f. generator g. mixer truck Serahkan surat lamaran beserta CV, fotocopy KTP, fotocopy ijazah SMA, pas foto 3x2= 2 lmbr, fotocopy SIM A atau B1 umum, Surat keterangan pengalaman kerja. Dikirim ke:
PT. ALAM DUNIA ENG & CONST
Jl. A.H. Nasution 15E Medan Telp. (061) 785.3560 Contact person: Siti (0852.7090.2204)
DIBUTUHKAN SEGERA
Kami perusahaan bahan bangunan yang sedang berkembang pesat, mencari tenaga muda, dinamis dan siap berkembang untuk ditempatkan sebagai: 1. Store Manager Pria & Wanita, Usia max 40 tahun, Pendidikan min S-1, Mempunyai kemampuan Leader Shift yang baik, terbiasa bekerja dengan target, Pengalaman min 2 tahun, Bisa bekerja dibawah tekanan, Mengerti komputer, Jujur , Tegas dan Bertanggung Jawab (Bersedia ditempatkan didaerah) 2. Manager Pembelian Pria & Wanita, Usia max 30 tahun, Pendidikan min S-1, Mempunyai kemampuan Leader Shift yang baik, terbiasa bekerja dengan target, Pengalaman min 2 tahun (diutamakan yang pernah bekerja di perusahaan ritel bahan bangunan), Bisa bekerja dibawah tekanan, Mengerti komputer, Jujur , Tegas dan Bertanggung Jawab. 3. Manager Accounting Pria & Wanita, Usia max 30 tahun, Pendidikan min S-1, Mempunyai kemampuan Leader Shift yang baik, terbiasa bekerja dengan target, Pengalaman min 2 tahun (diutamakan yang pernah bekerja di perusahaan ritel bahan bangunan), Bisa bekerja dibawah tekanan, Mengerti komputer, Jujur , Tegas dan Bertanggung Jawab. 4. Staff Penjualan Pria & Wanita, Usia max 25 thn, Pendidikan min SLTA, Mempunyai Kemampuan Komunikasi Yang baik, Penampilan dan Kepribadian yang menarik, Tinggi min 160, Pengalaman min 1 tahun (diutamakan pernah bekerja di toko / ritel bahan bangunan), Terbiasa dengan target, Mengerti komputer, Jujur dan Tanggung Jawab, Bersedia bekerja di hari libur, khusus pria wajib memiliki kendaraan roda dua. (Bersedia ditempatkan di daerah) 5. Adm Piutang / Pembelian /Penjualan / Expedisi / Kasir Wanita, Usia max 30 thn, Pendidikan min D-3, Pengalaman min 1 tahun, Komunikatif, terbiasa dengan target dan bisa bekerja dibawah tekanan, M e n g u a s a i k o m p u t e r , J u j u r , Te g a s d a n Bertanggung Jawab. (Bersedia ditempatkan di daerah) KIRIMKAN LAMARAN ANDA KE ALAMAT :
ATAP & DINDING EURODEK ALUMINIUM ZINC - AZ - 150
PAGAR EURO
R
GALVANIS
HRD Manager HOSANA GROUP – JL.Gatot Subroto NO.162( Telp:061-4148558) Medan,
BURSA
ALAT PESTA BUNGA
BURSA
MATERIAL
EUROMESH BAJA U-50
R
KOLOM PRAKTIS EURO R BAJA U-50 SIAP PAKAI LEBIH PRAKTIS & HEMAT DARI BESI BETON
0%
Hadiah GPS + K.FILM V.KOOL + PARKING SENSOR
PRODUKSI:
BURSA
PELUANG BISNIS KREDIT VIA:
Hubungi Dealer
SUZUKI
ADA JADI MOBIL
JL. JEND. G. SUBROTO 18-20 Depan Air Mancur Petisah Tel. 4522619 - 4146757 MEDAN
INGIN MENCARI PENGHASILAN DARI INTERNET ???
Caranya Gampang !!! Kunjungi Website kami www.ads.4buck.com Pendaftaran Rp. 780.000 Hub. 0812.6044.2400 - 0812.6006.7799
PT. REZEKI PRIMA JAYA ABADI
Jl. Sutomo No. 436 Medan 20231 (samping Bank Maspion) Telp. (061) 452.2588 - 415.7504 - 455.7204 - 455.71494 Fax. (061) 415.7504 SUMUT - INDONESIA
Harian
WASPADA Tempat Iklan Anda
Ekonomi & Bisnis
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
B11
Baitul Maal Keluhkan Lemahnya Dukungan JAKARTA (Antara): Perhimpunan BMT Indonesia atau BMT Center mengeluhkan lemahnya dukungan berbagai pihak terhadap pengembangan lembaga keuangan mikro itu di tanah air.
Waspada/Andi Nasution
TEPAS: Umi, 28 istri Suryan, 30, warga Dusun III, Desa Lengau Seprang, Kecamatan Tanjungmorawa, Kabupaten Deliserdang sedang mengayam tepas di halaman rumah mereka. Kamis (21/10)
Produksi Tepas Penuhi Kebutuhan Ekonomi TEPAS bambu dulunya banyak digunakan masyarakat terutama warga miskin untuk membuat rumah sebagai tempat tinggal. Kini seiring perkembangan zaman dan menjamurnya bangunan megah bertingkat dan mewah penggunaan tepas bambu semakin terpinggirkan. Namun karena masih tingginya angka kemiskinan di negara ini membuat keluarga miskin memilih tepas sebagai bahan baku membuat tempat tinggalnya sehingga kebutuhan akan tepas masih tetap tinggi hingga kini. Suryan, 30, warga Dusun III, Desa Lengau Seprang, Kecamatan Tanjungmorawa, Kabupaten Deliserdang salah satu perajin anyaman tepas di desa yang berjarak sekira sepuluh kilometer dari Kota Tanjungmorawa. Usaha tersebut dimulai sejak 1980 lalu dan merupakan usaha turun temurun dari keluarganya. “Sejak kecil saya sudah belajar menganyam tepas dan kini meneruskannya,” sebutnya. Untuk pembuatan tepas tersebut dia dibantu orangtuanya dan istrinya Umi, 28. “Anyaman tepas digunakan untuk membuat rumah, pondok,
BURSA
warung, kafe dan kerajinan lainnya,” ujarnya. Menurut dia, bahan baku anyaman tepas adalah bambu yang diperoleh dari kebunnya yang berada di halaman rumahnya. “Kalau bambu kita sedang kosong terpaksa harus membeli. Belinya di daerah Tanjungmorawa juga,” cetusnya. Pemasaran tepas miliknya dengan sistem pesan saja. “Pesanan tersebut ada yang dari Medan, Kecamatan Galang, Petumbukan, Lubukpakam, Pantai Cermin dan beberapa daerah lainnya,” ungkapnya. Diakuinya, proses pembuatan tepas tidak lah sulit. “Pertama sekali pilih bambu yang sudah tua agar kualitasnya terjamin dan bisa tahan lama kemudian dipecah dan dikikis untuk membuang hatinya. Selanjutnya sembilunya dianyam sesuai dengan keinginan pembeli. Gampang kan,” jelasnya sambil tersenyum. Disebutkannya, tepas tersebut dihargai Rp.20.000 per meter dan keuntungan yang diperolehnya sekira Rp3.000.000 per bulan. “Kalau keuntungan tergantung pesanan. Jika pesanan banyak dalam sebulan saya peroleh laba sekira Rp3.000.000. Namun bila pesanan sepi dalam sebulan bisa tidak dapat apa-
RUMAH BARU MINIMALIS DIJUAL
apa,” ucapnya. Diungkapkannya, selama menekuni usaha tersebut kendala yang sering dihadapinya antara lain kesalahan teknis seperti salah ukuran tepas yang dipesan dan terlambat dalam menyelesaikan pesanan sehingga menimbulkan kekecewaan terhadap pembeli. “Penyebab terlambatnya pesanan siap salah satunya cuaca. Bila hujan turun menyebabkan kita kesulitan dalam memilih bambu yang akan digunakan sebagai bahan baku apakah bambu tersebut sudah tua apa belum,” tukasnya. Dia mengaku, sejak meneruskan usaha tersebut dirinya belum pernah mendapatkan perhatian dari pemerintah setempat berupa pembinaan terhadap usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) maupun bantuan modal. Disamping itu, selain memproduksi anyaman tepas dia juga memproduksi gula aren (gula merah) dan pembibitan jamur tiram. “Alhamdulillah dengan semua usaha yang saya tekuni kebutuhan ekonomi keluarga terpenuhi dan saya berharap dapat membesarkan usaha yang saya tekuni ini,” ungkap pria itu. ● Andi Nasution
TANAH DIJUAL
Jl. Eka Nusa No. 7B Medan Johor, Siap huni, 3 KT, 2 KM, Hrg 255 Jt Hub. 787.6363/ 0813.6160.5679
Uk. 15x23m Jl. Perjuangan Gg. Darso dekat Ringroad Setiabudi Hub. 0812.6568.058
GR : Garasi LB : Luas Bangunan KM : Kamar Mandi LT : Luas Tanah KP : Kamar Pembantu RM : Ruang Makan KT : Kamar Tidur RT : Ruang Tamu SHM: Sertifikat Hak Milik
DIJUAL B.U Rumah Uk. 13x12m², RT, RK, KT 2, KM 2, Dapur, Garasi, Rumah cantik, Tembung Jalan Beringin Gang Mangga Hub. 0813.7720.6179
DIJUAL
SEGERA LAUNCHING HANYA DP 7,5 JT
DIJUAL RUMAH DENGAN TANAHNYA
PROPERTY
Informasi Pembaca Bursa Property
Perumahan BellaVista, Siap huni Type 37, 41, 45 Jl. Tali Air, Pdg Bulan Hub. (061) 7625.1251 / 0813.6168.2288 www.donald-property.blogspot.com
RUMAH dijual Taman Johor Baru (Jl. Karya Wisata), 3 KT, RT, Dapur, PAM, PLN 1300, LT. 153m², LB. 80m2 Hub. 0816.313.1990 Harga nego DIJUAL MURAH
Rumah permanen 10x11m², SHM, 3 KT, 2 KM, RT, Dapur, Gudang Jl. Pasar III Gg. Keluarga No. 132B (Krakatau), Rp. 175 Jt Telp. (061) 662.6731 / 0813.9797.7930
DIKONTRAKKAN/ DISEWAKAN
Di Perumahan Johor Indah Permai Satu Blok 8 No. 8 (3 Kamar Tdr, 2 Km Mandi, PAM, Listrik), Utk 2 tahun Hub. 0812.6044.2400 - 0819.6029.255
RUMAH Baru minimalis di Jl. Purwosari Krakatau, Hanya 195 Jt, SHM, 2 KT, 2 KM, Bisa KPR Bank Hub. 0821.6603.3261
DIJUAL
1. Rumah Baru, LT. 8,5x21m, LB. 80,5m, 3 KT, RT, RM dan 1 KM, Full keramik, Jeruji besi, List PLN, Lok Jl. Suka Menang I STM atas Kp. Baru, Surat Akte Not 2. Tanah Uk. 8,5x20,2m, Lok Jl. Suka Bestari STM Atas Kp. Baru, Surat Akte Not Hub. 0813.7634.5947
RUMAH 2 LANTAI DIJUAL
SHM, L. Tanah 8x21m, L. Bangunan 208m², Rancang sendiri Interior anda, Tepat utk bisnis (dipinggir jalan lintas angkot umum), Perumahan Taman Eka Asri Jl. Eka Rasmi - Johor Hub. 0812.6357.0000 - 0812.605.1575
DIJUAL CEPAT
- 1 Unit Rumah Tanah, Ukuran 10x30 Jl. P. Baris Gg. Mesjid berdampingan RSU. Sundari - 1 Unit Rumah Jl. Klambir V, Uk. 12x17m, berdampingan dgn SMPN 40 Hub HP. 0812.6034.8447
RUMAH DIJUAL CEPAT LT/ LB. 240/ 110m, SHM, PAM, 185 Jt/ nego Ling. Muslim, Komp. Panin Bank - Marindal Hub. 0813.9069.3021 (061) 9170.2246
(400M²) Sertifikat Hak Milik, K. Tidur 3, R. Tamu, R. Makan, Dapur, KM, Listrik, PAM, Telepon, Letak di Huk, P. Bulan Hub. 0852.6181.9146
RUMAH CITRA WISATA Cocok U. mess, 5 KT, 4 KM, AC LT. 400m, LB. 360m, Hak Milik, Rp. 785 Jt HP. 0858.8351.0514 Telp. 787.9120
RUMAH DIJUAL
Luas Tanah 580meter, Ada 2 unit, Rmh, PLN, PAM, Sertifikat daerah Raya Menteng, 650 Jt/nego Hub. 0852.7539.7088
DIJUAL/ DISEWAKAN RUMAH
Jl. Perwira III No. 145 Kota Medan (depan Kodam Jalan Binjai), SHM, Luas 330m², Listrik, PDAM, Telp, Bertingkat, 4 KT, 3 KM, TP Hub. 0813.7003.1597
RUMAH BARU 120 JT
Type 50, LT. 6x18, 2 KT, 1 KM, Taman, Pagar klg Jl. Denai Ujung/ Jl. Datuk Kabu Gg. Bukori (Aspal), Utk Muslim Hub. 0812.6307.2300
RUKO 2 TINGKAT DIJUAL
Uk. ±3,5x15m, SHM, Letak strategis Jl. Cemara No. 5 Simpang Amaliun Medan Hub. (061) 7786.4570, TP
RUMAH DIJUAL SEGERA
Type 45 Uk. Tanah 9x15m, Alamat Jl. Tempirai Sejati Blok VI No. 170 Griya Martubung, Lt. keramik (40x40), Pagar, Gas aslam, KM 2, KM mandi 2, Dekat Kawasan Industri KIM Mabar dan tdk banjir, Hrg 100 Jt/nego Hub. Bpk. Irwan (0813.1051.2672) TANAH
TANAH/ RUMAH DIJUAL
1. Tnh Uk. 21x45 (943m), SHM/ Rmh 96m, tembok batu keliling Jl. Manunggal No. 9 Medan Denai, Harga 700 Rb/m (Nego) 2. Tnh Uk. 12x18,5 (225m), SHM/ Rmh 2 Lt (200m), KM 4, KT 4, AC 3 unit, Telp, PAM, LIstrik 2200 W, Garasi 2 mobil/ Jl. Aspal Beton 4M, Harga 370 Jt Jl. Selamat Gg. Subrah 3 Medan Denai, TP HP. 0812.659.3934
1. Tanah darat di Banda Aceh (SHM), Luas Tnh 903m² dekat Unida (Surin), Cocok utk bikin rumah, Harga Rp. 200.000/m² Nego 2. Tanah darat di Lampeunurut - Banda Aceh, Luas Tanah ±8236m2 (SHM), Cocok utk, Perumahan Harga Rp. 200.000/m² Nego Hubungi langsung TP 0812.643.2006
TANAH DIJUAL CEPAT
Uk. 20x30m: 600m² dan Rumah permanen diatasnya Lokasi Jl. Sei Batugingging 19 Medan Baru Hubungi HP. 0812.7120.8872 0812.640.4041 (Tanpa perantara)
TANAH DIJUAL 6,7x20m, SHM Hrg 70 Jt, Jl. Bajak 2 Gg. Langsat, sblh Villa Gading Mas Hub. 0812.6307.2300
BURSA
KESEHATAN
KHUSUK & LULUR ATI BERSEDIA DIPANGGIL HUB. 0821.6623.7957
KUSUK & LULUR
MBAK ALIN
BERSEDIA DIPANGGIL HUB. 0813.7739.9508 PENGOBATAN KANKER
Pengobatan kanker (Semua Jenis: Tumor, stroke, diabetes, kista, keluhan pria dan wanita, dll. Dengan metode prana + doa + herbal khusus Berpengalaman sejak 1998, Biaya terjangkau BAPAK ALAMSYAH LUBIS 0812.6077.8212 Praktek jam 13.00-18.00 WIB, minggu tutup Jl.Masjid Taufiq Gg. Arsitek No. 57 Krakatau Medan NB: - Sudah ribuan orang yang berhasil sembuh - Juga melayani bekam sesuai sunnah Rasul
PIJAT & LULUR
DINA
HP. 0812.6499.1979
AMANDA
HP. 0878.6898.8857 BERSEDIA DIPANGGIL PONDOK TERAPI TOTOK DARAH WALET PUTIH (WARISAN LELUHUR TUNGGAL PUSAKA TRADISIONAL INDONESIA)
Mengobati segala macam penyakit Medis, Non Medis, serta penyakit kronis seperti: Stroke, hipertensi, kanker, gula, asam urat, tumor, mangenitis, hepatitis, lever, dll Juga menawarkan Terapi Totok: - Khusus penderita ketergantungan obat/ Narkoba - Khusus masalah pria/ wanita (vitalitas) - Pelangsing, menurunkan berat badan 5 s/d 8 Kg selama 2 bln Sudah Terbukti dan berada d seluruh Sumatera dan Jawa Alamat Praktek: Jl. Pasar III Krakatau Gg. Mulia No. 14B Glugur Darat Medan HP. 0821.6020.9118 IZIN DINKES NO. 440/ 7664/VII/06 IZIN KEJATISU NO. B-224/DSP.5/12/04
PRAKTEK MULAI DARI JAM: 07.00 WIB s/d 14.00 WIB (setiap hari kerja, kecuali hari libur) Dapat dipanggil kerumah, diluar jam praktek
“Potensi untuk berkembang lebih pesat di masa mendatang masih sangat besar, namun masih ada banyak kendala dan tantangan dalam operasional BMT,” kata Ketua Umum BMT Center, Jularso, di sela-sela BMT Summit di Jakarta, Jumat (22/ 10). Menurut dia, keberadaan BMT pada“dua kaki” yaitu sebagai lembaga keuangan mikro yang terkait erat dengan UMKM dan sebagai lembaga yang
sifatnya syariah, belum berhasil diramu menjadi keunggulan yang berkesinambungan. Pihak otoritas ekonomi dan pemerintah daerah masih terkesan lambat memberi dukungan, bahkan kadang menghambat dengan regulasi atau birokrasi yang tidak dilandasi pemahaman permasalahannya. Menurut dia, dari sisi internal BMT sendiri masih ada banyak kendala terkait permodalan, sistem operasional dan ketersediaan SDM yang memadai. Jularso menyebutkan, pada 2010, telah ada sekitar 4.000 BMT yang beroperasi di Indonesia. Mereka melayani sekitar 3 juta orang nasabah yang sebagian besar bergerak di bidang UMKM. “Cakupan bidang usaha dan profesi dari mereka yang dilayani sangat luas. Mulai dari pedagang sayur, penarik becak,
MEDAN (Waspada) : Untuk meningkatkan kualitas pendidikan di tanah air, lebih dari 2000 karyawan Bank Mandiri m e n y u k s e s k a n p ro g ra m Mandiri Edukasi yang tersebar 219 sekolah di Indonesia. Wakil Direktur Utama Bank Mandiri Riswinandi di Medan, Kamis (21/10) menyatakan Bank Mandiri menegaskan komitmennya pada peningkatan kualitas pendidikan di tanah air dengan menggelar Program “Mandiri Edukasi”. Tema yang diusung pada program ini adalah “Ciptakan Anak Mandiri Dan Kreatif Jadi Pemimpin Negeri”. “Dalam program ini seluruh jajaran manajemen Bank Mandiri akan menyampaikan kuliah umum dengan tema utama “Kepemimpinan Sebagai Kunci
PUSAT PENGOBATAN SPESIAL ALAT VITAL
Gelar terapi alat vital paling spektakuler langsung besar dan panjang di tempat no suntik/ silicon, terapi aman tanpa efek samping, asli tradisional, bebas pantangan, untuk semua usia, ras dan agama. Cukup satu kali pengobatan khasiatnya luar biasa dijamin...!!! Puas, paten dan permanen untuk selamanya Terapinya aman serta bebas pantangan, metode terapi dan teknik dasar pengurutan untuk membetulkan simpul syaraf kejantanannya disempurnakan dengan sarana supra natural/ do’a, yang sudah di pandukan melalui ramuan khusus untuk menambah keperkasaan dan juga ukuran yang diinginkan. Cukup satu kali pengobatan khasiatnya luar biasa. Dijamin joss!!! Dan keahliannya luar biasa... Langsung besar dan panjang ditempat, disesuaikan dengan ukuran yang di inginkan: panjang 15 cm diameter 3 cm, panjang 17 cm diameternya 4 cm, panjang 20 cm diameternya 5,5 cm. Sanggup melakukan hubungan secara berulang-ulang tanpa obat kuat/ doping, dijamin faten..!!!
Waspada/Hamzah
EDUKASI: Wakil Direktur Utama Bank Mandiri, Riswinandi menyerahkan beasiswa secara simbolis kepada Rektor USU Prof Syahril Pasaribu. KeberhasilanTransformasi Bank Mandiri” di 13 perguruan tinggi DITANGANI LANGSUNG
BPK. HARYONO ASLI DARI BANTEN
Alamat Praktek tetap: Jl. SM. Raja/ Yuki Simp. Raya masuk Jl. Amaliun Gg. Kesatuan No. 4 HP. 0813.7660.6663
NB. MOBIL BISA MASUK/ GARASI PAKEM. B-346/DSP.5/11/2008
Harian
WASPADA
KI. SULAEMAN
SPESIALIS TRAPI KE JANTANAN ALAT VITAL MENJADI KUAT & PERKASA DI TANGANI LANGSUNG ASLI BANTEN MELAYANI KELUHAN PRIA & WANITA, seperti: 1. Lemah syahwat, impoten, ejakulasi dini, kurang gairah, ereksi, mati rasa, mati total, mandul, dll, metode pengobatan Ramuan khusus & Do’a di patenkan pengobatan yg benar² alami tanpa bedah, pakum/ silikon yg dewasa ini ber resiko tinggi, bebas pantangan ras agama NB. Jadikanlah diri anda jadi laki² sejati yg bisa memberi nafkah batin pada istri anda & menjadi keluarga yg sakinah, semua dengan izin Allah Alamat praktek: Jl. SM. Raja masuk Jl. Amaliun masuk Jl. Laksana No. 69, Izin Kejari B22/DSP.101/2009 HP. 0821.6656.4532 KLINIK TRADISIONAL ALAT VITAL DARI PELABUHAN RATU CISOLOK BANTEN DITANGANI LANGSUNG
A. AMARUDIN
TERAPI KEJANTANAN DENGAN MENGGUNAKAN TOTOK SYARAF DAN DIBERIKAN RAMUAN/ JAMU HASILNYA PERMANEN. TANPA EFEK SAMPING BEBAS USIA, BEBAS PANTANGAN DAN AGAMA REAKSI LANGSUNG DI TEMPAT MEMILIH UKURAN YG SUDAH DI SIAPKAN DARI NO (1) S/D (3)
MENGOBATI PRIA
+ BESAR : 3, 4, 4, 4, 4, 5, 5, 5, 6 CM + PANJANG : 13-14-15-16-17-18-19-20 CM - IMPOTENSI - LEMAH SYAHWAT - KURANG KERAS/ LOYO - MANI ENCER/ EJAKULASI DINI - DIABETES/ KENCING MANIS - TDK PNYA KETURUNAN - MENANGANI PROBLEM ASMARA, DSB ALAMAT: JL. SM. RAJA DEPAN GARUDA PLAZA GG. KELUARGA SAMPING KLINIK BUNDA NO. 31A HP. 0812.6409.1777
BPK. UMAR & UST. A. AZIS KHUSUS PRIA TAMBAH UKURAN:
Call Center: 0818 090 73481
di 10 kota di Indonesia,” ujarnya. Dia harapkan dalam proses
Menyembuhkan impotent, lemah syahwat, kencing manis, raja singa, loyo, ejakulasi dini, cepat keluar, siplis, lemah syahwat, dll, dijamin normal kembali !!! batas usia 80 thn. Terapi alat vital Bapak Haryono sudah puluhan tahun menangani keluhan pria, terapinya nyata, hasilnya luar biasa, tidak disuntik/ silicon aman tanpa efek samping, beliau pakar kenjantanan asli asal Banten. Yang paling pertama menemukan cara terapi tradisional dan hasil ditempat. Ilmunya sudah dipatenkan. Menangani bekas suntik, silicon, ingin cepat dapat keturunan, sperma encer adn menangani yang gagal dari tempat lain. ditangni secara tuntas untuk penanganan serahkan pada ahlinya bergaransi dan sudah teruji dan terbukti Khusus Umum, menangani masalah seperti menaklukkan hati melalui senyuman dan kerlingan, membuat orang yg diinginkan simpatik dan jatuh hati, membuka aura pesona kecantikan/ ketampanan anda, juga masalah rumah tangga lainnya, cepat dapat jodoh PIL/ WIL, mengembalikan keharmonisan suami istri
Melayani berbagai macam keluhan antara lain:
Jangan Lewatkan Interaktif langsung dengan PASAK BUMI di DELI TV Setiap Sabtu Malam Pkl. 22.30 Wib (Live)
melayani UMKM. “Masih diperlukan sekitar 8.000 unit LKM baru untuk melayani UMKM yang saat ini jumlahnya mencapai 52 juta,” kata Menkop dan UKM Syarief Hasan dalam sambutan yang dibacakan Asisten Deputi Pengembangan dan Pengendalian Simpan Pinjam, Karimuddin, ketika membuka BMT Summit di Jakarta, Jumat. Dia menyebutkan, pada 1992-1998 hanya ada satu bank syariah, dan saat ini telah ada 11 bank umum syariah, 23 unit usaha syariah, dan 146 bank perkreditan syariah. Selain itu koperasi yang berbasis syariah (KJKS/UJKSKoperasi( tumbuh dab berkembang sejak diterbitkannya Keputusan Menkop dan UKM Nomor 91 tahun 2004 tentang Petunjuk Pelaksanaan Kegiatan Usaha Koperasi Jasa Keuangan Syariah. “Sampai dengan 2010 telah tumbuh dan berkembang
seba-nyak 2.404 KJKS/UJKS Koperasi,”ujarnya. Sementara itu jumlah Baitul Maal Wa Tamwil (BMT ) di seluruh Indonesia diperkirakan sebanyak 3.307 unit dengan aset sekitar Rp3,6 triliun. “Artinya hampir separuh dari LKM nasional adalah BMT. Secara individual, BMT sangat bervariasi,” katanya. Dia menyebutkan, tidak sedikit BMT yang mengelola aset di atas Rp10 miliar dengan jumlah nasabah di atas 3.000 orang. Berdasar kajian Kemenkop dan UKM, LKM hanya mampu melayani 2,5 juta dari 39 juta entitas UMKM dan hanya mampu menyediakan dana sekitar 6 persen dari kebutuhan pembiayaan UMKM. “Dengan melihat kondisi ini masih diperlukan sekitar 8.000 unit LKM baru untuk melayani UMKM yang saat ini jumlahnya mencapai 52 juta,” tegas Menkop.
Lebih 2.000 Karyawan Sukseskan Mandiri Edukasi
TERAPI KEJANTANAN ALAT VITAL PRIA & WANITA PALING SPEKTAKULER DARI PEL. RATU PANTAI SELATAN Ditangani Langsung:
JL. KLAMBIR V NO. 152 KP. LALANG MEDAN
pedagang asongan, pedagang kelontong, penjahit, pengrajin kecil, tukang batu, petani, peternak, hingga kontraktor dan usaha jasa modern,” kata Jularso. Khusus BMT yang bergabung dalam BMT Center, Jularso menyebutkan, lembaga itu berdiri sejak 14 Juni 2005 dengan anggota 96 BMT. Sampai dengan pertengahan 2010, ada 142 BMT yang menjadi anggota. “Pada Desember 2005, total aset BMT Center sekitar Rp364 miliar, pada akhir 2006 mencapai Rp458 miliar, dan pada 2009 mencapai Rp1,6 triliun atau diperkirakan sekitar 50 persen dari total aset BMT yang mencapai lebih dari Rp3 triliun,” kata Jularso. Kementerian Koperasi dan UKM mengungkapkan saat ini Indonesia masih kekurangan sekitar 8.000 unit lembaga keuangan mikro (LKM) untuk
- Panjang: 13 - 16 - 19 - 22 cm - Diameter: 3.5-4-4.5-5-5.5-6cm - Kuat dan tahan lama - Ejakulasi dini, sphilis/ Raja singa - Mani encer - Lemah syahwat, diabetes, impoten, dl KHUSUS WANITA: - Memperbesar, payudara, terapi perawan/ virgin, kista, lemah kandungan, kanker payudara, ingin mempunyai keturunan, dll PRIA & WANITA Ingin cepat dapat jodoh, penghasilan disegani atasan, menyatukan & memisahkan PIL/ WIL, Puter giling, juga melayani pasang susuk, dll --> Bergaransi, hasil permanen alami tanpa efek samping, langsung reaksi ditempat Alamat: Jl. SM. Raja dekat Taman Makan Pahlawan No. 130B Medan samping Show Room AUTO 2000. Dibelakang bengkel tambal ban
HP. 0813 8042 6253
(Untuk reumatik & asam urat)
Dpt Diperoleh di Sumatera - Aceh Hub: (061) 7365429 - 7362887
KLINIK PENGOBATAN ALAT VITAL DARI BANTEN DI TANGANI LANGSUNG BPK. ZAENAL
(izin Kejaksaan No. B.170/DSP5/12/2009) Cara terapi pengobatan di totok dibagian syarafsyarafnya dan diberikan ramuan/ jamu, mengobati segala keluhan pria/ wanita MENGOBATI PRIA Tambah besar: 4, 5, 5.5, 6 Tambah panjang: 14, 15, 16, 17, 18, 19, 20 Impotensi Ejakulasi dini, Kurang ereksi Tahan lama/ Tidak punya keturunan Hernia, Penyakit Gula Pengobatan ini Alami 100% tanpa efek samping, bebas untuk semua Agama, Tanpa pantangan (reaksi ditempat)
ajar mengajar dan berbagi pengalaman lebih dari 5000 siswa di 219 sekolah akan mendapatkan pengetahuan mengenai dasar-dasar perbankan yang kelak akan bermanfaat saat mereka terjun ke dunia pekerjaan. “Kegiatan ini menggunakan dana yang berasal dari anggaran Program Bina Lingkungan Bank Mandiri tahun anggaran 2010. Sejak 2002 hingga September 2010, dana bina lingkungan yang telah disalurkan sebesar Rp261,4 miliar untuk berbagi kegiatan di bidang pendidikan, kesehatan, sarana prasarana umum, sarana ibadah, dan bencana alam. Dan pengembangan pendidikan merupakan salah satu program strategis Bank Mandiri,” ujarnya. Dalam hal itu, Riswinandi menyinggung kuliah umum yang diadakan di tiga belas perguruan tinggi di seluruh Indonesia di lokasi kantor wilayah Bank Mandiri berada seperti di USU, Universitas Sriwijaya, ITB, Universitas Negeri Semarang, Universitas Airlangga, Universitas Lambung Mangkurat, Universitas Negeri Makasar, Universitas Udayana, Universitas Cendrawasih, Universitas Negeri Jakarta, Institut Pertanian Bogor, UIN Syarif Hidayatullah dan Universitas Atmajaya adalah untuk meningkatkan jiwa entrepreneurship mahasiswa.
“Dengan demikian lulusan dari perguruan tinggi tidak menjadi pencari kerja melainkan menciptakan lapangan kerja,” lanjutnya kembali. Program yang melibatkan seluruh unsur pimpinan Bank Mandiri tersebut, lanjutnya, akan menjadi media yang efektif bagi Bank Mandiri berbagi pengalaman dengan calon pemimpin masa depan bangsa mengenai karakter pemimpin yang mampu menciptakan kesuksesan serta pentingnya kreatifitas bagi sebuah entitas bisnis dalam merebut peluang pasar. “Se b a g a i ro l e m o d e l , seorang pemimpin haruslah kreatif dan berkarakter untuk memastikan sebuah transformasi akan berhasil, perusahaan yang selalu berinovasi, adaptif, dan mampu bertranformasi yang akan bertahan,” ujar Riswinandi. Selain kuliah umum dan edukasi tersebut, lanjutnya, Bank Mandiri juga mengalokasikan bantuan beasiswa senilai Rp1,56 miliar kepada 260 mahasiswa terbaik dari 13 perguruan tinggi serta hibah pengadaan buku perpustakaan senilai total Rp438 juta kepada 219 sekolah dasar dan lanjutan di seluruh wilayah Indonesia dalam rangka meningkatkan motiviasi belajar para siswa di sekolah-sekolah tersebut. (m38)
Dua Produk Sido Muncul Raih ICSA JAKARTA (Waspada): Bertempat di Hotel Shangrila Jakarta, untuk ketiga kalinya, produk unggulan PT Sido Muncul “Tolak Angin dan Kuku Bima” kembali menerima penghargaan Indonesian Customer Satisfaction Award (ICSA) 2010. Penghargaan diterima berdasarkan kategori Herbal Medicine Against Cold untuk Tolak Angin, dan kategori Vitality and Enhancer for men untuk Kuku Bima. Penghargaan akan diterima oleh Irwan Hidayat, direktur utama PT Sido Muncul yang diserahkan Handi Irawan D, Chairman – Frontier Consulting Group. ICSA adalah program regular pemberian penghargaan terhadap perusahaan-perusahaan di Indonesia yang meraih prestasi terbaik dalam hal kepuasan pelanggan/konsumen berdasarkan survey terhadap 9.000 responden yang tersebar di enam kota besar di Indonesia: Makassar, Medan, Surabaya, Semarang, Bandung dan Jakarta terhadap 89 kategori produk. Diterimanya ICSA menambah sejumlah penghargaan lain yang diterima oleh Sido
Muncul melalui kedua produk dan corporate tersebut pada tahun yang sama yaitu Top Brand Award, Platinum Award pada The Indonesia Best Brand Award (IBBA) dan Word of Mouth Marketing (WOMM) Award, The Indonesian Original Brands Apreciation, Solo Customer, Solo Best Brand Indonesia (SBBI), Indonesia Most FavoriteWomen Brand, dan The Indonesia’s Most Admired Companies (IMAC) 2010. Irwan Hidayat, dirut PT Sido Muncul, pekan lalu, mengatakan banyaknya penghargaan yang diterima oleh Sido Muncul akan menjadi tolak ukur untuk terus menjaga kualitas produk, agar masyarakat semakin percaya dengan melakukan berbagai penelitian dan inovasi. Selain itu untuk mensosialisasikan produknya, Sido Muncul terus melakukan berbagai kegiatan CSR hampir diseluruh daerah di Indonesia. Program CSR yang dijalankan tahun ini adalah bantuan bagi para pasien tidak mampu di berbagai RS. Sejak awal tahun bantuan telah diberikan ke 27 RS yang ada di Indonesia.(rel)
Praktek menetap: Jl. Pelangi (± 100 meter dari Simpang UISU SM. Raja) No. 42 Medan HP. 0812.6350.4441
KLINIK TERAPY MAK EROT YANG TERUJI DAN TERBUKTI
Dengan H. TEJA SAEFUL
Cucu Asli Mak Erot Bersama
A. Ust OTONG
BILA anda ingin perkasa ingat jangan sampai salah masuk carilah yang benarbenar pewaris ilmu Mak Erot Sejati, karena keahlian H. Teja Saeful sudah tidak diragukan lagi dalam menangani keluhan seputar alat vital bahkan pengobatan H. Teja Saeful, sudah terkenal Indonesia dan kota-kota besar di Indonesia, sudah ribuan pasien tertolong dipengobatan Mak Erot ini yang aman tanpa efek samping, bahkan dimanca negara sekalipun pengobatan Mak ERot sudah tidak diragukan lagi keberhasilannya. INGAT untuk Kaum Pria janga nsampai Anda terhina Kaum wanita karena kondisi alat vital yang kurang sempurna Izin Dinkes No. 448 Hak Paten No. 00.2004.09965.10041 KONSULTASI UMUM: KHUSUS PRIA: - Buka Aura - Ejakulasi dini - Cari Jodoh - Impotensi - Sesama jenis - Memperbesar “Alvit” - Pelaris - Memperpanjang “Alvit” - Memikat lawan jenis - Keras dan tahan lama dll - Besar PYDR KHUSUS WANITA: - Ingin punya keturunan - Memperkencang & memperbesar payudara - Mengobati keputihan dll
DIJAMIN 100% Hanya Tempat Kami Klinik Mak Erot Jl. Laksana No. 55J masuk dari Jl. Amaliun Yuki Simpang Raya Medan (Praktek Tetap) HP. 0812.4038.333
Waspada/Ist
DUA PRODUK: Dua produk Sido Muncul memperoleh ICSA Award yang diserahkan baru-baru ini.
Ekonomi & Bisnis
B12
WASPADA Sabtu 23 Oktober 2010
Armin Nasution
Analisis
Redaktur Ekonomi
Lasker Dan Statistik DI fikiran sebagian orang statistik adalah bicara angka yang menjemukan. Rumit, njlimet dan tentu saja membingungkan serta cari perkara. Malah sebagian pola fikir kita yang mulai menjejakkan kaki di bangku kuliah pasti berusaha mengelah dari yang namanya statistik. Pasti sedikit sekali orang yang bisa menjadikan statistik layaknya seperti pelajaran menggambar atau olah raga yang bisa jadi hobbi. Namun saya dan beberapa teman begitu terkejut ketika bertemu dengan seorang Lasker. Lasker merupakan salah satu dosen muda di Universitas Negeri Medan. Orangnya sangat simpel, sederhana, jarang berbicara namun seperti manusia jenius saat berbicara dan mengajukan argumen dalam statistik. Apa yang bisa saya dapat dari seorang Lasker dan hobbinya dengan statistik adalah kemampuannya meramu semua persoalan dalam bentuk turunan statistik. Pada dasarnya statistik yang dimiliki Lasker bisa diterapkan pada kehidupan sehari-hari. Saya dulu cenderung berfikir untuk apa mempelajari statistik kalau kemudian saat kita bekerja satu teori pun tak kita gunakan. Namun semua itu bisa dibantah Lasker. Lasker lah yang mengajarkan dan memberi pemahaman bahwa segala sesuatunya bisa dihitung dengan pasti. Sehingga pengalamannya memprediksi putaran beberapa piala dunia selalu tepat dan menambah isi kantongnya karena bisa memenangkan pertaruhan kecil-kecilan. Walaupun identik dengan judi namun dia mampu membuat satu ilmu pasti untuk memprediksi segala sesuati dengan ilmunya. Kemampuannya mengutak-atik teori statistik sudah dimulai sejak kelas V SD. Namun sayang karena kesempatannya sangat terbatas dia tak pernah punya kesempatan mencicipi olimpiade statistik internasional. Padahal dia mampu berbicara dan membantah teori sekelas profesor sekali pun. Wajar kalau kemudian secara fisik, orang yang melihat Lasker langsung memberinya poin minus. Sebab dari tampilan, banyak yang akan langsung men-judge-nya sama dengan jagoan statistik lain karena terkesan the killer di hadapan orang yang diajarinya. Padahal sebenarnya dia bisa bermain-main lebih simpel dengan statistik. Talenta berbakat ini pun bisa menjabarkan segala sesuatunya dengan pasti. Dan setiap teori yang muncul bisa saja dimuntahkannya lagi.
Kami sempat berbicara sejenak. Dia mengatakan: “Kenapa angka 1 itu disebut satu. Lalu kenapa angka 2 disebut dua. Siapa yang bisa memastikan kalau 1 disebut angka satu 2 disebut angka dua.” Lasker pun memaparkan semua sebenarnya masih bisa diperbantahkan. Hanya karena kesepakatan orang saja lalu simbol 1 disebut angka satu dan 2 disebut angka dua. Berkalikali dalam teori yang sederhana muncul hitunghitungan sederhana yang membuatnya terlihat sangat cerdas. Sepertinya sulit mencari orang yang benarbenar faham tentang statistik. Tapi Lasker membuatnya menjadi sederhana. Apa yang bisa saya tangkap dari pola fikir Lasker adalah yang pertama sebenarnya semua fenomena yang muncul baik dari sisi bisnis, politik dan sosial bisa dikalkulasi dengan hitung-hitungan statistik. Kedua, sebenarnya tak perlu takut dengan hitung-hitungan statistik. Sebab pada dasarnya teori statistik hadir untuk memberi kesimpulan pada banyak orang untuk menyimpulkan suatu persoalan. Untuk memprediksi suatu kejadian atau malah untuk memutuskan suatu persoalan. Dengan data-data statistik keputusan manajerial di perusahaan pun bisa dilakukan dengan lebih gampang. Jika kemudian data yang ditampilkan benar-benar valid. Saya berfikir setiap pucuk pimpinan di perusahaan atau selevel CEO harus memahami statistik. Agar mampu mengambil keputusan cepat dan tepat. Tidak saja cepat tapi tepat. Lasker mampu menjelaskan kenapa seorang pimpinan menganalisis semua keputusan dengan datadata statistik. Sebab semua persoalan bisa diperhitungkan dengan nilai pasti. Selain bisa menjadi acuan buat para pengambil keputusan, statistik pun bisa menyesatkan. Itulah yang disebut kejahatan statistik. Saat ini kita bisa melihat berbagai survei dan hasil temuan yang disalahgunakan. Kondisi tersebut menjadi wajar karena kemudian banyak pakar statistik berupaya mempengaruhi publik dengan jalan fikiran dan temuan yang sudah diarahkan. Jadi statistik versi Lasker benar-benar menjadi acuan bagi para pengambil keputusan. Sedangkan statistik bagi para politisi tentu saja banyak yang masuk ke ranah kejahatan statistik karena menyalahgunakan data atas penelitiannya.
Waspada/Hang Tuah J Said
PASCA KEBAKARAN SUKARAMAI : Suasana Pasar Sukaramai pasca kebakaran yang menghancurkan ratusan kios, Jumat (22/10). Nasib para pedagang masih belum jelas dan belum mendapatkan kepastian baik dari pihak pemerintah maupun perbankan. Mereka mengharapkan adanya keringanan dari pihak perbankan, setidaknya keringanan terhadap cicilan kredit usaha yang harus mereka lunasi.
BI Jaga Ketat Pergerakan Rupiah JAKARTA (Antara) : Pengamat pasar uang Rully Nova memperkirakan, Bank Indonesia (BI) akan tetap berada di pasar siap melakukan intervensi untuk menahan rupiah yang cenderung menguat.
Akibatnya rupiah sejak dua bulan lalu masih berkisar Rp8.920-Rp8.930 per dolar, meski faktor eksternal dalam beberapa hari ini cenderung positif, katanya di Jakarta, Jumat (22/10). Rully Nova yang juga analis PT Bank Himpunan Saudara Tbk, mengatakan, BI menginginkan rupiah berada dalam kisaran yang sempit sehingga mata uang tersebut tidak liar lari kemana-mana.
“Kami memperkirakan BI akan tetap berada di pasar untuk menahan lajunya pergerakan mata uang tersebut,” ucapnya. Menurut dia, apabila BI tidak melakukan intervensi rupiah kemungkinan sudah berada di level Rp8.800 per dolar karena “hot money” asing yang masuk ke pasar makin besar. Rupiah sebelumnya sempat mencapai Rp8.905 per dolar, yang diperkirakan akan dapat
Produksi CPO Diperkirakan 22 Juta Ton Akhir 2010
Waspada/Hamzah
KERJASAMA: Pimpinan BRIngin Life dengan pengurus Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) usai penandatangan MoU oleh Direktur Utama, Sultam Hamid dengan Ketua DPP Apkasindo, Nizar Simanjuntak.
BRIngin Life – Aspekindo Teken MoU Dana Peremajaan Kebun MEDAN (Waspada) : Untuk memberikan jaminan pembiayaan peremajaan perkebunan bagi petani kelapa sawit di Indonesia, khususnya di Sumatera Utara, PT Asuransi BRIngin Life menyepakati nota kesepahaman (MoU) dengan Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) berbentuk Bringin Danarencana Agri. Dengan program tersebut, selain memberikan kemudahan sekaligus perlindungan bagi petani kebun di Indonesia juga akan menurunkan angka kemiskinan yang diprediksi pada 2020 meningkat dengan tajam. Direktur Utama BRIngin Life, Sultan Hamid usai penandatangan MoU dengan Apkasindo di Emerald Garden, Medan, Jumat (22/10) menyatakan dari survei sepanjang lima tahun terakhir menunjukkan 90 persen dari petani perkebunan Indonesia akan melakukan penjualan lahan jika tanaman tidak produktif. “Atau masa produktivitas tanaman selama 15 s/d 20 tahun telah habis maka para petani akan menjual aset mereka. Hal ini dikarenakan ketidakmampuan mereka didalam melakukan peremajaan lahan perkebunan mereka,” ujarnya. Hal ini tentunya, lanjut dia, selain merugikan petani karena tidak memiliki aset untuk dijadikan usaha juga akan menjadikan mereka buruh-buruh di lahan-lahan pertanian mereka sebelumnya. Karena pada masa produktif tanaman, para petani masih bersifat konsumtif atau jangka pendek tidak memikirkan perkembangan lahan mereka atau jangka panjang. Dengan kondisi seperti itu, BRIngin Life memberikan peluang bagi petani didalam program asuransi peremajaan perkebunan mereka dengan jangka waktu lima s/d 20 tahun ke depan. Hal itu selain dapat
mempersiapkan diri didalam peremajaan perkebunan lima s/d 20 tahun, juga tidak direpotkan didalam memikirkan nasib perkebunan mereka . “Melalui program BRIngin Danarencana Agri ini, petani akan mendapatkan keuntungan ganda, dimana mereka akan terjamin segala kebutuhan biaya peremajaan kebunnya sampai masa nantinya, meski jika terjadi musibah terhadap nasabah itu sendiri seperti kematian,” ujarnya. Mengapa Sumut, lanjutnya, karena daerah merupakan penghasil sawit terbesar di Indonesia dan enam puluh persen perkebunan sawit dikelola oleh petani lokal sementara empat puluh persennya dikelola oleh BUMN dan swasta. “Walau di Sumut masih kelapa sawit, namun tidak menutup kemungkinan akan komoditi yang lainnya karena untuk saat ini kita bekerjasama dengan dinas perkebunan mengasuransikan empat komoditi yaitu sawit, karet, kakao, dan tebu,” ujarnya. Sultan Hamid didampingi Direktur Pemasaran, Trihardi Deritanto juga menyatakan hingga saat ini jumlah petani perkebunan yang masuk menjadi nasabah lebih dari 3000 orang yang berasal dari Pekanbaru dan Jambi. Sedangkan di Sumut ini akan ditargetkan empat puluh persen anggota Apkasindo masuk dalam program ini. “Begitupun dalam tahap awal kita akan melakukan sosialisasi secara continiu, dan tidak ada patokan berapa luas lahan petani untuk dapat ikut program ini yang penting mereka punya lahan perkebunan dan dapat membayar premi minimal Rp200 ribu per bulannya,” lanjutnya kembali. Ketua DPP Apkasindo, Anizar Simanjuntak memprediksikan jika petani sawit tidak
merubah pola pikir manajemen jangka panjang maka 2020 angka kemiskinan di pedesaan akan jauh meningkat dari sebelumnya. “Hal ini mengingat, pola pikir petani di Indonesia masih bersifat jangka pendek atau konsumtif sehingga pada tahun itu banyak lahan akan terjual. Karena hasil perkebunan tidak produktif seperti sebelumsebelumnya,” ujarnya. Dan dikhawatirkan, lanjutnya, lahan-lahan tersebut akan dibeli oleh investor dari negaranegara tetangga, sehingga ke depan adalah mereka petani menjadi buruh di negara mereka sendiri bukan menjadi pemilik. Dengan kerjasama ini, lanjutnya, Apkasindo menyambut baik hal itu untuk menurunkan angka kemiskinan yang akan diprediksi pada 2010. Setidaknya, dapat secara bersamasama baik dari perusahaan asuransi, Gapki, BUMN untuk membuka pola pikir manajemen petani-petani lokal. “Untuk saat ini kita memiliki 14 DPD atau sekitar 20 ribuan petani yang menjadi anggota di dalamnya, jika dapat 40 s/d 50 persen dari seluruh anggota untuk mengikuti asuransi peremajaan perkebunan sawit ini akan menurunkan angka kemiskinan pada 2020 nantinya,” ujarnya kembali. Ketua DPW Apkasindo Sumut Ahmad Rinto Gunari membenarkan bahwa pola pikir para petani lokal yang belum terencana masih mengarah kepada sifat konsumtif, sehingga hal ini lah yang harus dikikis sedikit demi sedikit sehingga nantinya dapat berkembang. “Kita berharap, bantuan ini tidak hanya dari pihak asuransi melainkan pemerintah untuk merubah pola pikir para petani lokal dan bagaimana melakukan pengelolaan keuangan yang baik,” ujarnya. (m38)
JAKARTA (Antara) : Produksi minyak sawit mentah (Crude Palm Oil/CPO) dari sekitar 7,3 juta hektar areal perkebunan kelapa sawit Indonesia diperkirakan mencapai 22 juta ton selama tahun 2010. “Lebih banyak dari tahun lalu yang berkisar antara 20 juta ton sampai 21 juta ton saja,” kata Ke t u a Um u m Ga b u n g a n Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) Joefly Bahroeny di Jakarta, Jumat (22/10). Joefly berharap 16 juta ton dari total produksi minyak sawit mentah tahun ini bisa ekspor minyak ke manca negara. “Kalau sampai bulan Agustus saja ekspor CPO sudah mencapai sembilan juta ton, saya yakin akhir tahun bisa sampai 16 juta ton,” katanya.
Dia menambahkan harga minyak sawit mentah dunia yang dalam beberapa pekan ini menembus 1.000 dolar Amerika Serikat (AS) per ton akan memberikan lebih banyak keuntungan dalam kegiatan ekspor. Lebih lanjut dia menjelaskan dengan luas area perkebunan kelapa sawit yang ada dan berbagai upaya peningkatan produktifitas yang sekarang dilakukan maka peningkatan produksi menjadi 22 juta ton selama tahun 2010 akan bisa dicapai. Menurut dia saat ini perkebunan kelapa sawit Indonesia menghasilkan rata-rata sekitar 3,2 ton minyak sawit mentah per hektare per tahun, masih jauh lebih rendah dari produktifitas perkebunan sawit
Malaysia yang mencapai 6-7 ton per hektar per tahun. “Tapi pemerintah sudah membantu intensifikasi pengelolaan perkebunan sawit rakyat supaya produktifitas bisa ditingkatkan menjadi empat ton minyak sawit mentah per hektare per tahun,” katanya. Menurut dia, intensifikasi pengelolaan perkebunan kelapa sawit, terutama perkebunan kelapa sawit rakyat, bisa mendongkrak peningkatan produktifitas karena luas area perkebunan rakyat diperkirakan mencakup 52 persen dari keseluruhan areal perkebunan sawit yang ada. “Ja d i p e n i n g k a t a n produktifitas sangat tergantung dari bagaimana kita menggerakkan intensifikasi perkebunan sawit rakyat,” katanya.
menembus level Rp8.900 per dolar. Namun di posisi itu, rupiah kembali melemah hingga mendekati angka Rp8.950 per dolar, katanya. BI, lanjut dia, akan berusaha menekan rupiah untuk kembali ke Rp9.000 per dolar agar produk ekspor Indonesia di luar negeri bisa kompetitip. Kenaikan rupiah yang masih terjadi itu mengakibatkan produk ekspor Indonesia
menjadi lebih mahal, katanya. Hal ini, menurut dia mengakibatkan pendapatan BI dari devisa menjadi berkurang. Karena itu BI berusaha mengembalikan rupiah pada kisaran antara Rp9.000 sampai Rp9.100 per dolar. Namun sampai saat ini rupiah masih di,bawah angka Rp9.000 per dolar, akibat dana asing yang masuk ke pasar masih terjadi, tuturnya.
PenghematanAnggaran Tekan Pemborosan Rp60 Triliun JAKARTA (Antara) : Menteri Koordinator Perekonomian Hatta Rajasa menyatakan bahwa berbagai upaya penghematan yang dilakukan pemerintah akan menekan pemborosan hingga Rp60 triliun pada tahun 2011. “Penghematan bisa mencapai Rp40 triliun hingga Rp60 triliun,” kata Hatta Rajasa di Gedung AA Maramia Kemenkeu Jakarta, Jumat. Dia menyebutkan, pemerintah serius melakukan penghematan dengan meminta seluruh kementerian/lembaga melakukan penghematan. “Penghematan dilakukan terutama untuk nonbelanja modal dan belanja untuk infrastruktur,” kata Hatta. Menurut dia, hasil penghematan anggaran itu dapat dialokasikan untuk meningkatkan pembiayaan pembangunan infrastruktur dan menekan
defisit. Mengenai penghematan di lingkungan Kemenko Perekonomian, Hatta mengatakan, pada Jumat pagi dirinya memimpin rapat pimpinan di kementeriannya membahas penghematan anggaran. “Kami memutuskan penghematan anggaran sebesar 10 persen untuk anggaran 2011 sehingga jumlah anggaran berkurang Rp16 miliar dari jumlah semula Rp126 miliar,” katanya. Menurut dia, penghematan anggaran kementerian/lembaga tidak akan menurunkan daya beli masyarakat khususnya PNS. “Penghematan bukan pemotongan gaji PNS sehingga tidak mempengaruhi daya beli PNS. Ini misalnya menyangkut pemindahan tempat seminar dari hotel-hotel ke gedung pemerintah saja,” katanya.
Kembangkan Nenas Pegasing Di Burni Gayo NENAS salah satu komoditi unggulan warga Pegasing Aceh Tengah. Beberapa puluh tahun belakangan, dari 41 hektar lahan, para petani disana mampu menghasilkan produksi buah berwarna kuning hijau ini sebanyak 1.025 ton (Data Pokok Pembangunan Kabupaten Aceh Tengah 2005). Namun kini, seiring ‘maraknya’ pembangunan di Pegasing seperti sarana perkantoran, arena pacuan kuda tradisionil dan lainnya, berimbas lahan berbiak tumbuhan berdaun pedang ini mulai menciut keberadaannya. Dampaknya, selain hasil mulai berkurang, sebagian petani mulai mengambil inisiatif untuk mencari lahan baru, mengembangkan nenas di luar daerah Pegasing. Kendati sebagian petani masih berupaya membudidayakan nenas itu dengan lahan seadanya di sana, namun ada juga dari mereka mencoba peruntungannya, mencari lahan baru yang lebih memungkinkan untuk mempertahankan populasi nenas Pegasing ini. Seperti di Burni Gayo, Kec. Lut Tawar Aceh Tengah ini, Syukurdi, 38, seorang petani nenas dari Pegasing, kini kembali membudidayakan buah bersisik itu, dengan memakai lahan baru seluas setengah hektar. “Karena sulit mendapatkan lahan yang luas di Pegasing
untuk mengembangkan nenas, saya mencoba membudidayakannya di Burni Gayo, sejak tahun 2007 dan kini tanaman ini sudah mulai belajar berbuah,” kata Syukur dengan didampingi istrinya, ketika menjawab Waspada, Selasa (19/10). Menurutnya, dalam mengembangkan tanaman buah berpayung ini, selain dibutuhkan modal puluhan juta rupiah, juga petani mulai kesulitan untuk mendapatkan bibit. Kalaupun ada bibit dijual harganya juga terbilang lumayan. “Saat ini harga bibit mencapai Rp1.000 per batang. Untuk 0,5 hektar lahan dibutuhkan sekitar 10 ribu bibit. Saya juga telah menghabiskan dana senilai Rp6 juta untuk membeli bibit sebanyak 6 ribu batang, karena sebelumnya sekitar 4 ribu batang bibit telah saya siapkan,” jelas Syukur. Dari awal tanam hingga nenas mulai dapat dipanen petani membutuhkan waktu mencapai 3 tahun. Selain itu bila nenas ingin berkembang normal dengan hasil buah yang baik dibutuhkan proses. “Bila nenas ingin berbuah normal hendaknya petani menanamnya dengan jarak lobang kira-kira sekitar 50 cm, dan lebar
baris tanaman 1,5 meter. Tujuannya bila kelak nenas mulai bertunas, petani tidak kesulitan dalam membersihkan batang” terangnya. Bahkan supaya daya tahan batang nenas lebih baik serta mampu menghambat pertumbuhan gulma tanaman, lanjut Syukur, hendaknya digunakan sampah dari kulit kopi yang biasanya mudah didapatkan di mesin-mesin penggilingan kopi di seputar Takengon. “Karena kebetulan Aceh Tengah ini juga lumbung kopi, jadi untuk mendapatkan kulit ari kopi tak terlalu sulit. Sampah kopi ini pupuk alami yang efektif untuk meningkatkan produksi nenas saat ini,” katanya. Selain itu sebutnya, memanen nenas juga hendaknya harus menggunakan tehnis yang benar supaya daya tahan batang tidak terganggu. “Biasanya kami mengunakan parang untuk memanen buah, juga untuk membersihkan galah nenas yang sudah dipetik, ini supaya tunas cepat tumbuh kembali. Jadi hendaknya jangan mengambil buah tanpa menggunakan alat, hal itu akan merusak batang tanaman,” jelasnya. ● Irwandi MN
Waspada/Irwandi MN
PANEN: Selama ini populasi terbesar nenas hanya terdapat di Kec. Pegasing Aceh Tengah. Namun kini sebagian petani mulai membudidayakannya di areal lain.Terlihat petani sedang memanen buah bersisik ini di lahan nenas Burni Gayo, Takengon.
Harga Emas Di Medan Jenis
Kadar
Harga
London Murni
99%
Rp378.000
London
97%
Rp362.000
24 Karat
90 s/d 93%
Rp340.000
Emas Putih
75 %
22 Karat
70%
Rp264.000
Suasa
20 s/d 35%
Rp189.000
Valuta Asing Di Medan
Rp283.000 (m40)
Mata Uang
Jual
Beli
Dolar AS Dolar Australia Franc Swiss Poundsterling Inggris Dolar Hongkong Yen Jepang Dolar Singapura Euro Ringgit Malaysia
9.000 8.226 8.620 14.068 1.169 104,50 6.679 11.825 2.870
8.850 8.054 8.454 13.783 1.148 101,50 6.445 11.063 2.800