Waspada, Selasa 12 Maret 2013

Page 1

WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

http://epaper.waspadamedan.com

SELASA, Kliwon, 12 Maret 2013/29 Rabiul Akhir 1434 H

No: 24160 Tahun Ke-67

Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

Terbit 20 Halaman (A1-12, B1-8)

Harga Eceran: Rp2.500,-

Juni-Juli KNIA On

Antara

PETUGAS BNN menangkap tersangka yang diduga kurir (kiri) yang membawa narkoba, di sebuah rumah makan di kawasan JL. Raden saleh, Jakarta Pusat, Senin (11/3).

Ekstasi Belanda Senilai Rp1,8 T Disita JAKARTA (Waspada) : Badan Narkotika Nasional (BNN) menyita 350 ribu butir pil ekstasi senilai Rp1,8 triliun yang siap edar di Jakarta, Surabaya, Bandung dan Medan. Dari 10 tersangka yang ditangkap polisi, salah seorang merupakan bos besar tempat hiburan malam di Jakarta berinisial RM. Penyergapan di kawasan Raden Saleh berlanjut ke kawasan Kemayoran yang telah dicurigai petugas sejak Jumat (8/3), sejak barang haram tersebut tiba dari negara Belanda.

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947

Waspada/Rizaldi Anwar

TERMINAL KNIA yang megah yang direncanakan akan beroperasi pada Juni-Juli mendatang. Foto dijepret belum lama ini.

KUALA NAMU, Deliserdang (Waspada): Kepala Satuan Kerja (Kasatker) Perhubungan Kualanamu International Airport (KNIA) Darpin Sinaga menegaskan pengoperasian KNIA dipastikan Juni-Juli tahun ini. “Syaratnya, akses non tol (arteri) sudah ready, dan peresmian menyesuaikan agenda Bapak Presiden, kalau tidak salah Agustus atau September,” kata Darpin di hadapan para anggota Komisi D DPRD SU di aula Satker Perhubungan KNIA, Senin (11/3). Darpin sebelumnya menjabarkan, progres pembangunan KNIA dibagi dua yakni sektor publik (Satker Perhubungan) dan private (PT Angkasa Pura II) seluruhnya sudah mencapai 94,65 persen. “Jika dilihat dari pembangunan internal, April nanti Bandara Kualanamu sudah bisa beroperasi, namun mengingat hasil koreksi pada kondisi akses jalan ke Bandara tidak mungkin pengoperasian sesuai target. Pasalnya, akses tersebut sama sekali belum memungkinkan,” beber Darpin. Lanjut ke hal A2 kol. 6

Waspadai Gejolak Pasca Pilgubsu MEDAN (Waspada): Komunitas Intelijen Daerah (Kominda) Sumatera Utara (Sumut) meminta semua elemen masyarakat mewaspadai potensi gejolak pasca Pemilu Gubernur Sumatera Utara (Pilgubsu) 2013. Ketidakpuasan terhadap hasil Pilgubsu diminta diselesaikan melalui jalur hukum tanpa memobilisasi massa. “Ketidakpuasan bisa ditempuh melalui jalur hukum. Jangan ajak masyarakat untuk memobilisasi massa,” kata Sekretaris Kominda Sumut, yang juga Kaban Kesbang Polinmas Sumut, Eddy Syofian kepada wartawan di Hotel Grand Elit, Jl. Gatot Subroto Medan, Senin (11/3). Hadir dalam konferensi pers yang digelar Kominda Sumut, antara lain Ketua Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) Nurdin Soelistyo, Ketua Forum Pembauran Kebangsaan (FPK) Bahri Damanik, Ketua Harian Kalakhar Laksmana Pertama Djajeng Soedarsono yang juga

Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Daerah Sumut, Anggota KPU Sumut Nurlela Djohan dan Ketua Panwaslu Sumut David Susanto. Eddy mengungkapkan, dari hasil evaluasi Kominda Sumut, ada beberapa hal yang menjadi perhatian selama Pilgubsu, yaitu tingginya perkiraan angka Golput (tidak memilih). Namun kepastian berapa persentase terkait angka partisipasi pemilih tersebut baru akan diketahui pada 15 Maret saat rekapitulasi di KPU Sumut nantinya.

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Semua Pihak Harus Jaga Stabilitas Politik Nasional

Waspada/Arianda Tanjung

BELASAN petugas kepolisian dilengkapi dengan kendaraan Barracuda melakukan penjagaan ketat Kantor KPU Jl Perintis Kemerdekaan Medan, Senin (11/3) malam.

JAKARTA (Antara): Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto mengatakan semua pihak memiliki kewajiban menjaga stabilitas politik menjelang Pemilu 2014 mendatang. “Mengenai stabilitas ini kewajiban bersama, kita ingin perubahan, kita menjaga suasana sejuk dan damai untuk semua pihak, rakyat kita ingin elitnya bertindak dengan sejuk dan bijak,” kata Prabowo usai bertemu dengan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono di Kantor Presiden di Jakarta, Senin (11/3) sore. Ia mengatakan salah satu upaya menjaga bersama-sama adalah melalui komunikasi antarpemimpin baik pemimpin pemerintahan dan pe-

mimpin politik. “Saya sebetulnya berkala bertemu dengan beliau, kebetulan hari ini agendanya di sini, dan kalian sangat rajin jadi ketahuan. Kami terus tukar pandangan, kadang ada yang cocok dan kadang ada yang kurang, ini keyakinan saya, kita harus komunikasi yang baik, saya bukan koalisi, saya juga berbagi kebijakan berbeda dengan pemerintah, ini demokrasi,” katanya. Ketika ditanya apakah pertemuan dengan Presiden Yudhoyono merupakan sinyal positif untuk pencalonan Prabowo sebagai salah satu calon Presiden pada pemilu 2014 , mantan Pangkostrad itu

Lanjut ke hal A2 kol. 3

KPU Sumut Dijaga Ketat MEDAN (Waspada): Pengamanan dan pengawalan terhadap kantor Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sumatera Utara semakin meningkat pasca pesan singkat (sms) ancaman bom serta menjelang penghitungan suara (real count) oleh KPU atas hasil Pilgubsu 2013.

Waspada/Amir Syarifuddin

PLT Gubsu Gatot Pujo Nugroho sidak ke Dinas Pendidikan Provsu, Senin (11/3). Kadis Pendidikan Sumut Muhammad Zen menjelaskan program wajib belajar 12 tahun kepada Plt Gubsu.

Plt Gubsu Sidak Ke Disdik Sumut MEDAN (Waspada): Plt Gubsu H Gatot Pujo Nugroho melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke Kantor Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Utara di Jl. T Cik Ditiro Medan, Senin (11/3) pagi. Setelah memimpin apel pagi, Gatot memimpin rapat para pejabat Dinas Pendidikan membahas program pendidikan di Sumut. Gatot yang hadir di lokasi sekitar pukul 07:00, usai beramahtamah dengan beberapa pegawai, sekitar pukul 07:30, Gatot memimpin apel pagi. Kepada segenap jajaran Dinas Pendidikan, Gatot mengajak untuk meningkatkan semangat mengabdi memajukan pendidikan di Sumut. “Peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) merupa-

kan tuntutan zaman yang tidak bisa dihindari, hal itu dibuktikan dari sejarah keberhasilan suatu bangsa bukan dari kekayaan alam yang berlimpah tapi kualitas sumber daya manusia yang dimiliki,” ujarnya.Gatot meyakinkan para staf, tugas dan peranan Dinas Pendidikan sangat besar dalam memajukan bangsa dan negara. Untuk itu kepada seluruh jajaran di Dinas Pendidikan, Gatot mengajak agar Dinas Pendidikan mengambil peran ini dengan mengevaluasi mekanisme program yang sudah dilakukan lima tahun lalu dan apa yang diraih untuk diperbaiki, apa yang sudah baik untuk dipertahankan bahkan ditingkatkan. Lanjut ke hal A2 kol. 1

KPK Sita 20 Properti Irjen Djoko JAKARTA (Antara): Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita total 20 properti milik Irjen Pol Djoko Susilo, tersangka pelaku tindak pidana pencucian uang terkait kasus korupsi pengadaan alat simulator SIM di Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri anggaran 2011. “Sampai hari ini ada sekitar 20 unit harta milik tersangka DS (Djoko Susilo) berupa tanah, dan bangunan serta stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) yang disita KPK,” kata Juru Bicara KPK Johan Budi, di Jakarta, Senin (11/3). Aset tersebut tersebar di Jakarta, Semarang, Bandung, Solo, Yogyakarta, dan Depok “Ada 3 SPBU yang disita tapi lokasinya belum dapat saya pastikan,” tambah Johan. Ia mengatakan bahwa upaya penyitaan dilakukan agar aset tersebut tidak diperjualbelikan.

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Pantauan Waspada di gedung KPU Provsu, Jl. Perintis Kemerdekaan, Medan tersebut, Senin (11/3) pasukan Brimob maupun personil polisi umum bertambah jumlahnya dengan persenjataan lengkap. Selain mobil atau kendaraan taktis (Rantis) jenis Barracuda dan Water Canon, juga dilengkapi mobil Dokkes Poldasu. Sementara di salah satu sudut halaman gedung KPU itu telah didirikan tenda untuk Pos Pengamanan, sehingga setiap mobil maupun

Makkah Diterangi Lampu Sinar Matahari TIDAK lama lagi anda akan melihat suasana baru di Makkah (foto), seandainya anda sebelumnya pernah melakukan kunjungan ke kota suci itu. Makkah akan diterangi lampu-lampu yang bersumber dari tenaga matahari. Seorang pejabat kota Makkah mengatakan akhir pekan lalu, satu proyek segera dilaksanakan untuk memasang penerangan jalan menggunakan lampu yang menggunakan sistem tenaga matahari. Lanjut ke hal A2 kol. 1

CR7 Jadi Duta Mangrove Indonesia

Al Bayan

Kehancuran Negeri Oleh Tgk H. Ameer Hamzah Dan jika Kami hendak membinasakan suatu negeri, maka Kami perintahkan orang-orang yang hidup mewah supaya mentaati Allah Tetapi mereka melakukan kedurhakaan dalam negeri itu, maka sudah sepantasnya berlaku terhadapnya perkataan (ketentuan) Kami. Kemudian kami hancurkan negeri itu sehancur-hancurnya. (QS. Al-Isra’:16).

JAKARTA (Antara): Forum Peduli Mangrove melalui program “Artha Graha Peduli” menggaet bintang sepak bola Real Madrid, Cristiano Ronaldo atau biasa disebut CR7, sebagai duta pelestarian mangrove di Indonesia. “Saya sungguh senang dan bahagia bahwa Ronaldo setuju mendukung penuh kegiatan kami guna melestarikan hutan mangrove di Indonesia,”

NEGERI-negeri dan bangsa-bangsa yang pertama maju dalam bidang kebudayaan adalah Iran, A’d, Tsamud, Persia, Romawi, Mesir di zaman Firaun, Yahudi masa Nabi Daud dan Nabi Sulaiman, China, India, Mongol, Jerman masa Hitler, Italia masa Mossolini, dan lain-lain. Semua negeri itu kemudian binasa karena dicabut nikmat oleh Allah SWT. Lanjut ke hal A2 kol. 6 net

kendaraan roda empat lainnya mesti diparkirkan di luar. Sedangkan Kapoldasu Irjen Pol. Wisjnu Amat Sastro yang mendatangi gedung KPU Provsu dan meninjau kesiapan pengamanan di hari yang sama menjelaskan, peningkatan pengamanan yang dilakukan juga berkaitan dengan munculnya teror bom kepada sejumlah Komisioner KPU. “Kita kawal terus KPU agar jangan sampai terjadi apa-apa dan kita dituding tidak berbuat,” kata Wisjnu.

Lanjut Lanjutke kehal halA2 A2kol. kol.33

Wisjnu juga menyatakan, Kepolisian selaku aparat keamanan wajib memberikan pengamanan kepada para komisioner KPU Provsu. “Hal itu menjadi tugas Kepolisian, termasuk menyelidiki teror yang mengancam,” ujarnya. Lanjut ke hal A2 kol. 6

30 Anggota TNI Diperiksa Kasus Mapolres OKU JAKARTA (Antara): Detasemen Polisi Militer memeriksa 30 anggota TNI dari Batalyon Artileri Medan 15/Kodam II Sriwijaya dalam kasus penyerangan Markas Polisi Resort Ogan Komering Ulu (Mapolres OKU) di Sumatera Selatan. “Saat ini sedang diadakan penelusuran tahap awal dan informasi terakhir ada 30 personel diperiksa tetapi tidak menutup kemungkinan bisa bertambah atau berkurang karena sekarang masih proses pemeriksaan,” kata Kepala Divisi Hubungan Masyarakat Mabes Polri, Irjen Pol Suhardi Alius, di Jakarta, Senin (11/3). Menurut dia, saat ini pimpinan Polri dan TNI serta kesatuan Angkatan Darat sudah berkoordinasi untuk membangun kembali kantor Polres OKU, Polsek dan Pos Polisi yang terbakar. Pada Kamis (7/3), anggota Batalyon Artileri Medan 15/ Kodam II Sriwijaya menyerang Markas Polres OKU.

Antara

PRESIDEN Susilo Bambang Yudhoyono bertemu dengan Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto di kantor presiden, Jakarta, Senin (11/3).

Beberapa Nama Disebut Kandidat Ketum Demokrat JAKARTA (Antara): Ketua DPP Partai Demokrat Hayono Isman menegaskan siapapun yang terpilih sebagai Ketua Umum Partai Demokrat harus fokus melakukan pembenahan internal partai. “Kalau fokus melakukan pembenahan, pertanyaannya apakah tetap bisa melakukan rangkap jabatan,” kata Hayono Isman di Gedung MPR/DPR/ DPD RI, Jakarta, Senin (11/3). Hayono Isman mengatakan hal itu menyikapi mulai disebut-sebutnya beberapa nama sebagai kandidat ketua umum pada kongres luar biasa (KLB) Partai Demokrat di Bali akhir 2013. Beberapa nama yang mulai disebut-sebut antara lain, Ketua DPR RI Marzuki Alie, Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Pramono

2 Nelayan P. Brandan Masih Disekap PEUREULAK (Waspada): Puluhan personil polisi gabungan dari tiga Polsek, dibantu personel dariPolres Aceh Timur masih melakukan penyisiran terhadap dua nelayan asal Langkat yang disandera perompak. Namun, hingga Senin (11/3) malam, polisi belum menemukan dua nelayan yang disandera perompak pada Jumat (8/3) lalu. Kapolres Aceh Timur AKBP Muhajir saat dikonfirmasi Waspada kemarin menyebutkan, kawanan perompak bersenjata api (senpi) diperkirakan masih berada dalam wilayah hukumnya, sehingga puluhan

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Edhie Wibowo, Sekretaris Fraksi Partai Demokrat DPR RI Saan Mustopa, serta Anggota Komisi I DPR RI Hayono Isman. Hayono menjelaskan, persoalan yang dihadapi Partai Demokrat sesungguhnya adalah persoalan hukum yang mendera sejumlah kader sehingga menurunkan citra partai. “Siapapun yang terpilih sebagai ketua umum harus fokus melakukan pembenahan internal partai untuk meningkatkan kembali citra partai,” katanya. Ia menegaskan, krisis yang dihadapi Partai Demokrat bukan persoalan kecil sehingga perlu pengelolaan manajemen yang fokus. Menurut dia, pada pelaksanaan KLB mendatang,

Lanjut ke hal A2 kol. 5

Ada-ada Saja Pelihara Tikus, Ditinggal Suami SEKILAS tak ada yang berbeda dengan Chantal Banks. Seperti wanita berkeluarga pada umumnya, ia memiliki hewan peliharaan. Namun

Lanjut ke hal A2 kol. 2

Serampang Waspada/M.Ishak

POLISI menemukan boat atau disebut KM Husna milik nelayan Sumut yang dibajak perompak laut diperairan Aceh Timur, Jumat (8/3).

- Kantongpun ikut nyepi - He...he...he...


Juni-Juli KNIA On Peresmian Tunggu Agenda Presiden

WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

http://epaper.waspadamedan.com

SELASA, Kliwon, 12 Maret 2013/29 Rabiul Akhir 1434 H z z No: 24160 * Tahun Ke-67

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

Terbit 20 Halaman (A1-8, B1-12) z z Harga Eceran: Rp 2.500,-

KUALA NAMU, Deliserdang (Waspada): Kepala Satuan Kerja (Kasatker) Perhubungan Kualanamu International Airport (KNIA) Darpin Sinaga menegaskan pengoperasian KNIA dipastikan Juni-Juli tahun ini. “Syaratnya, akses non tol (arteri) sudah ready, dan peresmian menyesuaikan agenda Bapak Presiden, kalau tidak salah Agustus atau September,” kata Darpin di hadapan para anggota Komisi D DPRD Provinsi Sumut, di aula Satker Perhubungan KNIA, Senin (11/3). Darpin sebelumnya menjabarkan, progres pembangunan KNIA dibagi dua yakni sektor publik (Satker Perhubungan) dan private (PT Angkasa Pura II) seluruhnya sudah mencapai 94,65 persen. “Jika dilihat dari pembangunan internal, April nanti Bandara Kualanamu sudah bisa beroperasi, namun mengingat hasil koreksi pada kondisi akses jalan ke Bandara tidak mungkin pengoperasian sesuai target. Pasalnya, akses tersebut sama sekali belum memungkinkan,” beber Darpin. Menurut Darpin, pihaknya tinggal menunggu action atau jawaban dari Kementerian PU yang paling berwenang soal Lanjut ke hal A2 kol 2

Waspada/Rizaldi Anwar

TERMINAL KNIA yang megah yang direncanakan akan beroperasi pada Juni-Juli mendatang. Foto dijepret belum lama ini.

KPU Sumut Dijaga Ketat MEDAN (Waspada): Pengamanan dan pengawalan terhadap kantor Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sumatera Utara semakin meningkat pasca pesan singkat (sms) ancaman bom serta menjelang penghitungan suara (real count) oleh KPU atas hasil Pilgubsu 2013. Pantauan Waspada di gedung KPU Provsu, Jalan Perintis Kemerdekaan, Medan tersebut, Senin (11/3) pasukan Brimob maupun personil polisi umum bertambah jumlahnya dengan persenjataan lengkap. Selain mobil atau kendaraan taktis (Rantis) jenis Barracuda dan Water Canon, juga dilengkapi mobil Dokkes Poldasu. Sementara di salah satu sudut halaman gedung KPU

Antara

PELANTIKAN HAKIM AGUNG. Hakim Agung terpilih (kiri ke kanan atas) Hamdi, M. Syarifuddin, Irfan Fachruddin, Margono, (kiri ke kanan bawah) Burhan Dahlan, M. Desnayeti, Yakub Ginting dan I Gusti Agung Sumantha mengikuti pelantikan hakim agung di Gedung Mahkamah Agung, Jakarta, Senin (11/3). Ketua MA melantik delapan hakim agung baru yang lulus uji kelayakan dan kepatutan untuk menggantikan hakim agung yang telah memasuki masa pensiun.

KPK Sita 20 Properti Irjen Djoko JAKARTA (Antara): Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita total 20 properti milik tersangka pelaku tindak pidana pencucian uang terkait kasus korupsi pengadaan alat simulator SIM di Korps Lalu Lintas (Korlantas) Polri anggaran 2011 Irjen Pol Djoko Susilo. “Sampai hari ini ada sekitar 20 unit harta milik tersangka DS (Djoko Susilo) berupa tanah, dan bangunan serta stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) yang disita KPK,” kata Juru Bicara KPK Johan Budi, di Jakarta, Senin (11/3). Aset tersebut tersebar di Jakarta, Semarang, Bandung, Solo, Yogyakarta, dan Depok “Ada 3 SPBU yang disita tapi lokasinya belum dapat saya pastikan,” tambah Johan. Ia mengatakan bahwa upaya penyitaan dilakukan agar aset tersebut tidak diperjualbelikan. “Penyitaan tidak menghalangi rumah maupun SPBU untuk dipakai, tapi penyitaan dimaksudkan agar tidak terjadi jual beli atau perpindahan tangan kepemilikan,” jelas Johan tanpa menjelaskan nilai

taksiran seluruh aset Djoko tersebut. Sebelumnya KPK juga telah menyita 11 rumah Djoko yang berada di di Yogyakarta, Solo, Semarang, Jakarta, Depok, dan Bogor. Rumah-rumah tersebut disamarkan kepemilikannya dengan menggunakan nama istri kedua Djoko, Mahdiana, dan istri ketiga Djoko, Dipta Anindita. Baik Mahdiana maupun

Dipta telah dicegah pergi keluar negeri oleh KPK. KPK menduga Djoko melanggar pasal 3 dan atau 4 Undang-undang No 8 tahun 2010 tentang Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang dan pasal 3 ayat 1 dan atau pasal 6 ayat 1 UU 15 tahun 2002 tentang TPPU dengan pidana penjara paling lama 20 tahun dan Lanjut ke hal A2 kol 5

itu telah didirikan tenda untuk Pos Pengamanan, sehingga setiap mobil maupun kendaraan roda empat lainnya mesti diparkirkan di luar. Sedangkan Kapoldasu Irjen Pol. Wisjnu Amatsastro yang mendatangi gedung KPU Provsu dan meninjau kesiapan pengamanan di hari yang sama menjelaskan, peningkatan pengamanan yang Lanjut ke hal A2 kol 1

Prabowo Bertemu SBY JAKARTA (Waspada): Presiden Susilo Bambang Yudhoyono bertemu dengan Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto di Kantor Presiden, Jakarta, Senin (11/3). Prabowo datang ditemani Wakil Ketua Umum DPP Gerindra Fadli Zon, SBY didampingi Menteri Sekretaris Negara Sudi Silalahi dan Sekretaris Kabinet Dipo Alam. Saat bertemu, keduanya sempat berpose di hadapan puluhan wartawan. Keduanya pun berbincang santai di dalam ruang pertemuan. Presiden membuka pembicaraan dengan bercerita dinginnya udara di Jerman ketika dirinya dan rombongan melakukan

kunjungan kenegaraan ke Jerman pekan lalu. Prabowo malah tertarik dengan kondisi fisik SBY. “Rambut sudah tambah putih, Pak,” kata Prabowo sambil menunjuk kepalanya. Mereka lalu tertawa. Setelah itu, para wartawan diminta keluar ruangan. Sebelumnya, saat tiba di Kantor Presiden, Prabowo enggan berkomentar banyak perihal pertemuan dengan SBY. Dia hanya menyebut diundang Presiden. “Mungkin membahas beberapa hal. Saya sendiri belum tahu agendanya. Saya kira mungkin masalah ekonomi dan lain-lain,” kata Prabowo. (kcm)

ICW Desak KPK Jerat Angie Dengan TPPU JAKARTA (Antara): Indonesia Corruption Watch (ICW) mendesak KPK menjerat Angelina Sondakh dengan dakwaan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) karena ada bukti-bukti kuat terkait kasus korupsi di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan serta Kementerian Pemuda dan Olahraga. “ICW pada Selasa (26/2) mengadakan sidang eksaminasi publik atas putusan terhadap putusan Angelina Son-

Al Bayan

Kehancuran Negeri Oleh: H Ameer Hamzah Dan jika Kami hendak membinasakan suatu negeri, maka Kami perintahkan orang-orang yang hidup mewah supaya mentaati Allah Tetapi mereka melakukan kedurhakaan dalam negeri itu, Maka sudah sepantasnya berlaku terhadapnya perkataan (ketentuan) Kami. Kemudian kami hancurkan negeri itu sehancurhancurnya. (QS. Al-Isra’:16). Negeri-negeri dan bangsa-bangsa yang pertama maju dalam bidang kebudayaan adalah Iram, A’d, Tsamud, Persia, Romawi, Mesir di zaman Firaun, Yahudi masa Nabi Daud dan Nabi Sulaiman, China, India, Mongol, Jerman masa Hitler, Italia masa Mossolini, dan lain-lain. Lanjut ke hal A2 kol 2

dakh yang bisa dijerat TPPU karena dari fakta menyebutkan ada aliran dana,” kata peneliti ICW Emerson Yuntho di Jakarta, Senin (11/3). Dia mengatakan dalam perkara itu perlu diberlakukan mekanisme pembuktian terbalik terhadap seluruh harta atau aset milik Angie. Menurut dia jika tidak bisa dibuktikan soal kepemilikan harta atas aset maka harus Lanjut ke hal A2 kol 6

Waspada/Arianda Tanjung

BELASAN petugas kepolisian dilengkapi dengan kendaraan Barracuda melakukan penjagaan ketat Kantor KPU Jl Perintis Kemerdekaan Medan, Senin (11/3) malam.

Waspadai Gejolak Pasca Pilgubsu Tunggu Penghitungan KPU MEDAN (Waspada): Komunitas Intelijen Daerah (Kominda) Sumatera Utara (Sumut) meminta semua elemen masyarakat mewaspadai potensi gejolak pasca Pemilu Gubernur Sumatera Utara (Pilgubsu) 2013. Ketidakpuasan terhadap hasil Pilgubsu diminta diselesaikan melalui jalur hukum tanpa memobilisasi massa.

“Ketidakpuasan bisa ditempuh melalui jalur hukum. Jangan ajak masyarakat untuk memobilisasi massa,” kata Sekretaris Kominda Sumut, yang juga Kaban Kesbang Polinmas Sumut, Eddy Syofian kepada wartawan di Hotel Grand Elit, Jl. Gatot Subroto, Medan, Senin (11/3). Hadir dalam konfrensi pers yang digelar Kominda

Dahlan Iskan Ngaku Ingin Jadi Capres

Antara

PRESIDEN Susilo Bambang Yudhoyono (kanan) bertemu dengan Ketua Dewan Pembina Partai Gerindra Prabowo Subianto (kiri) di kantor presiden, Jakarta, Senin (11/3).

JAKARTA (Antara): Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengakui ingin menjadi calon presiden pada bursa Pemilu 2014. “Kalau tidak punya keinginan jadi presiden itu bohong, tetapi kalau ingin sekali itu tidak, belum sampai tahap itu,” katanya saat ditemui di Gedung TVRI, Jakarta, Senin (11/3). Pernyataan tersebut menanggapi hasil survei PolitcaWave.com yang menyebut-

kan Dahlan Iskan sebagai capres dengan elektabilitas tertinggi. Dahlan juga mengaku memperhartikan dan mengucapkan terima kasih terhadap peringkatnya tersebut. “Nanti kita tunggu pada titik tertentu, kalau peringkatnya rendah, banyak masyarakat yang tidak menyukai saya, tidak boleh memaksakan diri dan harus tahu diri,” katanya. Lanjut ke hal A2 kol 6

Polisi Sisir Peureulak, 2 Sandera Masih Disekap PEUREULAK (Waspada): Puluhan personil polisi gabungan dari tiga Polsek, dibantu personel dariPolres Aceh Timur masih melakukan penyisiran terhadap dua nelayan asal langkat yang disandera perompak. Namun, hingga Senin (11/3) malam, polisi belum menemukan dua nelayan yang disandera perompak pada Jumat (8/3) lalu. Kapolres Aceh Timur AKBP Muhajir saat dikonfirmasi Waspada kemarin menyebutkan, kawanan perompak bersenjata api (senpi) diperkirakan masih berada dalam wilayah hukumnya, sehingga puluhan petugasnya kini masih menyisir titiktitik yang mencurigakan sebagai tempat persembunyian pelaku. Diduga mereka bersenjata api laras panjang, sebagaimana pengakuan korban yang lolos. Kapolres Aceh Timur menyebutkan, boat (kapal—red) milik nelayan Pangkalanbrandan,Langkat,Sumut tadi malam (malam kemarin—red) ditarik dari daerah aliran sungai (DAS) Kuala Beukah, Peureulak Kota, Aceh Timur dan tiba di

Waspada/M.Ishak

POLISI berhasil menemukan boat atau disebut KM Husna milik nelayan Sumut yang dibajak perompak laut diperairan Aceh Timur, Jumat (8/3). Boat itu ditemukan di salah satu kuala tikus di Peureulak dan kini sudah diamankan di PPP Idi, Aceh Timur, Senin (11/3).

Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Idi sekitar pukul 04:30 dengan bantuan Kapal Patroli milik Satpol Air di Kasat AKP Bukhari. Namun, kata Muhajir, keberadaan dua sandera belum dapat dipastikan, namun pihaknya menduga masih berada di tangan perompak. “Kita akan terus melakukan penyisiran ke wilayah Peureulak seperti Peureulak Kota, Peureulak Timur dan Peureulak Barat. Personil gabungan dari Polres termasuk Satpol Air dan personel Polsek masih terus mengejar pelaku penyanderaan,” kata Kapolres Muhajir seraya menyebutkan, salah satu korban yang lolos dari sekapan kini masih dimintai keterangan pihak kepolisian di Polres setempat. Sebagaimana diketahui, komplotan perompak (bajak laut—red) bersenjata api laras panjang jenis AK-56 beraksi diperairan Aceh Timur, Jumat (8/3) sekira pukul 10:00. Ketiga nelayan dari KM Husna Lanjut ke hal A2 kol 5

Sumut, antara lain Ketua Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat (FKDM) Nurdin So e l i s t y o, Ke t u a Fo r u m Pembauran Kebangsaan (FPK) Bahri Damanik, Ketua Harian Kalakhar Laksmana Pertama Djajeng Soedarsono yang juga Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Daerah Sumut, Anggota KPU Sumut Nurlela Djohan dan Ketua Panwaslu Sumut David Susanto. Eddy mengungkapkan, dari hasil evaluasi Kominda Sumut, ada beberapa hal yang menjadi perhatian selama Pilgubsu, yaitu tingginya perkiraan angka Golput (tidak memilih). Namun kepastian berapa persentase terkait angka partisipasi pemilih tersebut baru akan diketahui pada 15 Maret saat rekapitulasi di KPU Sumut nantinya. Namun, kata Eddy, yang kita disesalkan beredarnya SMS (pesan singkat) selama tiga hari masa tenang Pilgubsu yang mengajak masyarakat untuk tidak menggunakan hak pilih dengan alasan tidak ada Lanjut ke hal A2 kol 6

Ada-ada Saja

Ditinggal Suami Karena Piara Tikus

SEKILAS tak ada yang berbeda dengan Chantal Banks. Seperti wanita berkeluarga pada umumnya, ia memiliki hewan peliharaan. Namun yang menjadi hal unik adalah, wanita ini suka memelihara tikus.

Lanjut ke hal A2 kol 5

Serampang - Siap menang tak siap kalah - He.... he....he....


Berita Utama

A2

Plt Gubsu Sidak Ke Disdik Sumut

30 Anggota TNI Diperiksa Kasus Mapolres OKU JAKARTA (Antara): Detasemen Polisi Militer (Denpom) memeriksa 30 anggota TNI dari Batalyon Artileri Medan 15/Kodam II Sriwijaya dalam kasus penyerangan Markas Polisi Resort Ogan Komering Ulu (Mapolres OKU) di Sumatera Selatan. “Saat ini sedang diadakan penelusuran tahap awal dan informasi terakhir ada 30 personel diperiksa tetapi tidak menutup kemungkinan bisa bertambah atau berkurang karena sekarang masih proses pemeriksaan,” kata Kepala

Divisi Hubungan Masyarakat Mabes Polri, Irjen Pol Suhardi Alius, di Jakarta, Senin (11/3). Menurut dia, saat ini pimpinan Polri dan TNI serta kesatuan Angkatan Darat sudah berkoordinasi untuk membangun kembali kantor Polres OKU, Polsek dan Pos Polisi yang terbakar. Pada Kamis (7/3), anggota Batalyon Artileri Medan 15/ Kodam II Sriwijaya menyerang Mar k a s Po l re s O K U d a n menyebabkan empat polisi terluka.

Waspada/Amir Syarifuddin

PLT Gubsu Gatot Pujo Nugroho sidak ke Dinas Pendidikan Provsu, Senin (11/3). Kadis Pendidikan Sumut Muhammad Zen menjelaskan program wajib belajar 12 tahun kepada Plt Gubsu.

Media Watch Puji KPI Calon Anggota PPK Pemilu Hentikan Inbox Di SCTV Legislatif Capai 400 Orang del, IMW akan melaporkan SCT V karena melanggar konstitusi serta melanggar Convention on Elimination of All Form of Discrimination Against Women yang telah diratifikasi Indonesia dan 182 negara di dunia, SCTV bisa disanksi dunia internasional. “Ultimatum itu untuk memberi pesan ke lembaga siaran lain untuk tidak menggunakan frekwensi publik dengan menginjak-injak figur seorang Ibu,” jelas Ardinanda. Program Inbox pada 7 Januari 2013 pukul 07.07, dihentikan sementara sesuai putusan yang tertuang dalam surat KPI No. 139/K/KPI/03/ 13. Pada saat perempuan tersebut dipanggil para host untuk naik ke atas panggung, Andhika mengatakan, “Ini cewe Brazil? Yang begini di lampu merah Gaplek banyak!” Selanjutnya Narji berkata kepada ibu tersebut, “Maaf ini Ibu, yang terbalik topinya apa mukanya?” Gading berkata, “Ini sih bukan Brazil… Brantakan!” Selain adegan tersebut,

IDI ( Waspada): Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Timur sudah menerima 400 formulir berkas pendaftaran calon anggota Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk Pemilu (Pemilihan Umum) anggota DPR, DPD, DPRD tahun 2014. De m i k i a n d i k a t a ka n Ketua KIP Aceh Timur Iskandar A.Gani, SE kepada Waspada Senin (11/3) di Idi. Penerimaan Calon anggota PPK dipusatkan di Kantor KPU Kab. Aceh Timur Jl. Iskandar Muda No. 8 Gampong Jawa, Kec. Idi Rayeu. Me n u r u t I s k a n d a r, pengembalian formulir sudah mencapai 400 calon anggota PPK dari berbagai kecamatan dalam wilayah Aceh Timur. Selain itu yang paling banyak mendaftar adalah dari kecamatan Idi Rayeuk, Peureulak dan Ranto Peureulak. “Ini membuktikan animo

masyarakat untuk mensukseskan pemilu legislative semakin tinggi,” katanya. Adapun persyaratan untuk menjadi anggota PPK antara lain, sebut Iskandar, harus berusia minimal 25 tahun dan paling rendah berpendidikan SMA sederajat serta tidak terlibat dalam kepengurusan Parpol sekurang-kurangnya 5 tahun. “Selain itu, calon anggota PPK tidak per nah dipidana,” katanya. Para peserta yang lolos seleksi administrasi, kata Iskandar, dinyatakan dapat mengikuti tes ujian tulis yang diadakan di SMK N 1 Idi. “Seleksi administrasi sudah kita lakukan Sabtu 9 s/d 10 Maret 2013, kemarin. Lalu dilanjutkan tes ujian tulis pada Minggu (17/11) mendatang,” katanya. (b24)

JAKARTA ( Waspada): Indonesia Media Watch (IMW) memuji sikap Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat dengan memberikan sanksi penghentian sementara selama 1 hari program Inbox yang ditayangkan SCT V. Seperti dilansir situs resmi KPI Pusat, Senin (11/3), pelanggaran yang dilakukan Inbox menampilkan adegan pembawa acara yang melecehkan seorang perempuan lanjut usia sehingga dia menjadi bahan olok-olok. “Dalam Konstitusi, Pasal 28 I (2) UUD 1945 menyatakan ,setiap orang berhak bebas dari perlakuan diskriminatif atas dasar apapun dan berhak mendapatkan perlindungan terhadap perlakuan yang bersifat diskriminatif itu. Pelanggaran yang dilakukan SCTV menyentuh konstitusi dasar negara kita,” ungkap Koordinator Badan Pekerja Indonesia Media Watch (IMW ), Ardinanda Sinulingga kepada Waspada, Senin (11/3). Ardinanda mengungkapkan kalau SCTV memban-

KPU Sumut ....

pelanggaran yang disertai bukti dan saksi, ada salurannya. Sampaikan ke MK, kalau tidak ada saksi dan bukti, jangan mengada-ada,’’ tegasnya Bagi tim kalah agar menerima hasil dan menghormati pasangan Cagubsu/Cawagubsu yang menang. ‘’Kalau kalah, siapkan calon untuk lima tahun ke depan. Jangan dua bulan lagi mau Pilgubsu, baru mendatangi orang-orang susah masuk-masuk ke pasar,’’katanya. Data yang diperoleh, personil Polri yang dikerahkan mengawal KPU Provsu 181 personil. Mereka terdiri dari personil Brimob Daerah Sumut, Samapta Polresta Medan, dan Polsek Medan Timur. Kutuk Teror Sebelumnya, belasan orang dari Satuan Siswa, Pelajar dan Mahasiswa Pemuda Pancasila (Satma PP) unjuk rasa di depan gedung KPU Sumut. Dalam orasi dan pernyataannya, mereka mengutuk segala bentuk intimidasi kepada KPU Provsu, baik melalui teror maupun ancaman lain. “Kami siap menjadi garda terdepan mem back up KPU Sumut agar bisa bekerja maksimal,” kata kordinator aksi, Saiful. Unjuk rasa mereka berlangsung singkat. Mereka

menyampaikan orasinya di gerbang gedung KPU, sebab tidak diizinkan masuk ke halaman gedung KPU untuk menyampaikan orasi. Mereka juga menyatakan akan mendirikan Posko disini mengawal KPU Provsu. Seusai melakukan aksinya, mereka berkumpul di halaman kantor Palang Merah Indonesia (PMI) Sumut di sebelah gedung KPU. Mabes Polri Harus Usut Disinggung tentang adanya sms (pesan singkat) ke KPU Provinsi Sumut dengan nada ancaman terror dan bom, Ketua Polri Watch ini berpendapat, kasus tersebut harus diusut tuntas oleh Mabes Polri. Ikhwaluddin juga menyebutkan, KPU Provsu sebenarnya terlalu membesar-besarkan sesuatu yang saya nilai ‘hanya main-main’. ‘’Saya masih ingat, dulupun sempat KPU Provsu mendapat teror mistik, yakni ketika itu ditemukan bunga-bunga bertaburan di kantor penyelenggara Pemilu Sumut itu,’’ paparnya. Ketua KPU Provsu juga patut dimintai keterangan oleh Mabes Polri, dan teror tersebut harus benar-benar diungkap, apalagi sudah membawa-bawa nama Mujahidin. ‘’Tegasnya, kasus teror

tersebut jangan dianggap hanya sekedar wacana, melainkan harus tuntas termasuk mengusut sms itu dari mana dan siapa,’’tukasnya. Ikhwaludin juga berpendapat, kalau sasarannya termasuk KPU Provsu tidak mungkin oleh Mujahidin, apalagi sampai saat ini versi quick count persentase perolehan suara tertinggi dimenangkan oleh calon dari Parpol berbasis Islam. Ditarik Ke KPU Secara terpisah, Komisioner KPU Provsu, Rajin Sitepu, kepada wartawan mengatakan, saat ini formulir C1 dari Kota Pematangsiantar, Kota Medan dan Kabupaten Langkat telah ditarik ke KPU Provsu. ‘’Penarikan tersebut dilakukan oleh para staf KPU Provsu,’’katanya. Dia juga menyebutkan, penarikan atau pengambilan dan pengumpulan C1 tersebut tidak perlu dipercepat, namun disesuaikan dengan jadwal yang telah ditetapkan. Hal itu, kata Rajin, agar tidak muncul pertanyaan ‘ada apa kok dipercepat’. Namun, nanti 14 Maret 2013 seluruh C1 sudah sampai di KPU Provsu, dan 15 Maret 2013 diumumkan siapa peraih suara terbanyak atau pemenangnya. (m34)

Juni-Juli ....

rugi jalan non tol sepan-jang 14 Km lebih tinggal beberapa persil lagi. “Namun ada tiga persil yang masih ngotot meminta ganti rugi melebihi aturan harga yang sesuai dari pemerintah,” ujar Agus. Informasi yang diperoleh, tiga persil dimiliki oleh aparat dari kepolisian masing-masing berpangkat Komisaris Besar dan Brigadir Satu. “Ini harus segera kita ambil langkah tegas, jangan karena kedua oknum ini menjadi penghalang pembangunan nasional. Bila perlu kita bersama-sama menalanginya,” ajak G Manurung. Sementara langkah bijak diambil oleh salah satu ang-

gota Komisi D, Marah Halim Harahap. Dia menyarankan agar persoalan sepele itu diselesaikan sesuai aturan hukum yang ada. “Kita belajar dari kasus Ngumban Surbakti, jangan ini menjadi jilid kedua,” sebutnya. Terakhir pada pertemuan tersebut, yang dihadiri oleh petinggi PT Angkasa Pura II, di antaranya, Kasi Humas dan Hukum Wisnu B Setianto dan jajaran direksi Kereta Api Indonesia, Kadishub Sumut, Kadishub Deliserdang H Anda Soebrata dan lainnya mendampingi para anggota Komisi D meninjau langsung KNIA. (m16)

judi, zina dan membunuh lawan-lawan bisnis mereka. Jadi akhlak manusia sudah hancur lebur saat itu. Penyair Islam Syauqi Beyk pernah berkata: Bangsa-bangsa itu hanya tegak karena alkhlaknya baik. Dan bila akhlaknya rusak maka bangsa itu akan hancur. Tentang kehacuran negerinegeri dan budaya maju, berkali-kali disebut Allah dalam Alquran, antara lain; “Maka apakah penduduk negerinegeri itu merasa aman daripada siksaan Kami kepada mereka di malam hati ketika mereka sedang tidur, atau apakah mereka merasa aman dari kedatangan siksa Kami di pagi hari ketika mereka sedang bermain? (QS. Al-A’raf:96-99.)” Selanjutnya dalam Surah

ar-Rum ayat 41. Allah berfirman: Telah nampak kerusakan di darat dan di laut akibat ulah tangan manusia. Supaya Allah merasakan kepada mereka sebagian dari akibat perbuatan mereka, agar mereka kembali ke jalan yang benar. Kemudian dalam Surah Yunus ayat 13 Allah berfirman: Dan sungguh kami telah membinasakan negeri-negeri umat sebelum kamu, ketika mereka membuat kezaliman. Kemudian dalam Surah al-A’raf ayat 4 Allah ber fir man: Betapa banyak negeri-negeri yang telah Kami binasakan, maka datanglah siksaan menimpa penduduknya di waktu mereka berada di malam hari, atau waktu mereka beristirahat di tengah hari.

dilakukan juga berkaitan dengan munculnya teror bom kepada sejumlah Komisioner KPU. “Kita kawal terus KPU agar jangan sampai terjadi apa-apa dan kita dituding tidak berbuat,” kata Wisjnu. Wisjnu juga menyatakan, Kepolisian selaku aparat keamanan wajib memberikan pengamanan kepada para komisioner KPU Provsu. “Hal itu menjadi tugas Kepolisian, termasuk menyelidiki teror yang mengancam,” ujarnya. Kapoldasu juga mengemukakan, keamanan dan ketertiban juga bergantung kepada masyarakat. Jadi masyarakat dan tim pemenangan Cagubsu/Cawagubsu harap bersabar menunggu hasil penghitungan suara dan pengumuman KPU. 15 Maret 2013 menyelenggarakan rapat pleno merekapitulasi akhir suara Plgubsu. ‘’Jadi apapun hasil yang diumumkan KPU itu, masyarakat dan tim pendukung harus dapat menerimanya. Kalau menemukan dugaan

Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport. Jawaban Problem Catur: 1. Mh3+, Gh6. 2. MxG+mat. Jawaban TTS: TTS Topik

Politik & Hukum

penanganan akses jalan baik tol maupun non tol ke KNIA. “Ini bukan wewenang kami menjawabnya,” jelas Darpin. Sebelumnya, Ketua Komisi D Guntur Manurung dari Fraksi Demokrat menekankan kepada seluruh stakeholder segera mengambil langkah konkrit soal kendala yang dihadapi untuk percepatan KNIA beroperasi. “Khususnya soal akses jalan yang jelas masih tersendat karena soal ganti rugi lahan,” ujar G Manurung. Bupati Deliserdang diwakili oleh Plt Sekda yang juga Asisten II, Agus Ginting mengungkapkan, pencapaian ganti

Albayan ....

Jawaban Sudoku: 4 5 9 7 8 1 3 6 2

7 8 6 2 4 3 5 1 9

2 1 3 6 9 5 4 8 7

3 9 5 8 2 4 6 7 1

6 2 7 3 1 9 8 4 5

8 4 1 5 6 7 9 2 3

1 6 8 9 5 2 7 3 4

5 3 2 4 7 6 1 9 8

9 7 4 1 3 8 2 5 6

Semua negeri itu kemudian binasa karena dicabut nikmat oleh Allah SWT. Penyebab kehancuran antara lain, orang-orang kaya yang menurutkan hawa nafsu mereka, lupa kepada fakir miskin, anak yatim dan rakus terhadap harta. Orang-orang kaya itu hidup mewah di tengah-tengah kebangkrutan ekonomi, sedangkan orang miskin hidup kelaparan sehingga mereka berusaha mencuri dan merampok harta orang kaya. Jika negeri sudah begini kondisinya kehancuran sudah diambang pintu. Orang-orang kaya yang melanggar perintah Allah tersebut mungkin juga terlibat kemungkaran lain, misalnya

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

ditampilkan adegan Andhika yang memperlihatkan gambar pada sebuah buku sambil mengatakan kepada host lainnya bahwa ibu yang menjadi bahan olok-olok tersebut masuk ke dalam buku sejarah. Kemudian sambil melihat gambar pada buku tersebut, host wanita berkata, “Ini Pithecanthropus ya pak?” dan Gading berkata, “Pak, ini sih peninggalan budaya Majapahit Pak!” “Jenis pelanggaran ini dikategorikan sebagai pelanggaran atas perlindungan kepada orang dan masyarakat tertentu, perlindungan anak dan remaja, serta norma kesopanan,” demikian KPI Pusat. KPI Pusat memutuskan tindakan penayangan adegan tersebut telah melanggar Pedoman Perilaku Penyiaran Komisi Penyiaran Indonesia tahun 2012 Pasal 9, Pasal 14 ayat (2), dan Pasal 15 ayat (1) huruf c serta Standar Program Siaran Pasal 9, Pasal 15 ayat (1), dan Pasal 17 ayat (1) dan ayat (2) huruf c. Wakil Ketua Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) pusat, Ezki Suyanto mengungkapkan, sanksi administratif penghentian sementara ini wajib dilaksanakan SCTV di antara tanggal 6 – 20 Maret 2013. “ SCTV diwajibkan melaporkan kepada KPI Pusat kapan pelaksanaan sanksi akan dilaksanakan di antara tanggal tersebut.” ungkap Ezki. (cmh)

KPK Sita ....

denda paling banyak Rp10 miliar. Sedangkan untuk kasus korupsi simulator, KPKmenyangkakan Djoko pasal 2 ayat 1 atau pasal 3 Undang-undang No 31 tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana diubah UU No 20 tahun 2001 tentang jo pasal 55 ayat (1) ke-1 jo pasal 65 ayat (1) KUHP tentang penyalahgunaan wewenang dan perbuatan memperkaya diri sehingga merugikan keuangan negara dengan hukuman penjara maksimal 20 tahun.

Polisi Sisir ....

dibawa ke salah satu kuala tikus di wilayah Peureulak. Namun, satu dari tiga sandera berhasil kabur Sabtu (9/3) sekira pukuk 00:30 dinihari dan melaporkan kejadian yang menimpanya ke Polsek Peureulak Timur. Disebut-sebut, pelaku meminta tebusan Rp200 dari keluarga ketiga nelayan asal Pangkalanberandan itu. (b24)

Ada-ada Saja ....

Seperti dilansir laman Huffington Post, Chantal memiliki 19 tikus yang tinggal bersamanya di sebuah apartemen. Tak hanya Chantal yang sangat menyayangi hewan pengerat itu. Putra Chantal pun menganggap tikus-tikus itu sebagai saudara laki-laki dan perempuannya. Karena kecintaan Chantal terhadap tikus, sang suami akhirnya meninggalkannya. Ia dikabarkan sudah muak dan lelah merawat tikus-tikus milik Chantal. Kehidupan Chantal yang cukup unik ini ditayangkan televisi TLC dalam sebuah acara ber tajuk My Crazy Obsession. “Saya sangat mencintai tikus melebihi cinta saya terhadap apapun, termasuk mantan suami saya,” tambahnya. Chantal mengaku ia mulai menyukai tikus sejak usia 16 tahun. Dalam sebuah episode, Chantal juga menyebut tikustikus peliharannya memiliki bau seperti makanan khas Meksiko, nacho. Namun, rupanya bukan hanya bau yang membuat Chantal menyayangi tikus-tikusnya tersebut. “Tikus-tikus tidak menilai saya. Mereka mencintai saya apa adanya. Ketika saya menangis, mereka menjilat air mata saya,” ucap Chantal. (vvn/rzl)

MEDAN ( Waspada): Plt Gubsu H Gatot Pujo Nugroho melakukan inspeksi mendadak (Sidak) ke Kantor Dinas Pendidikan Provinsi Sumatera Utara di Jl. T Cik Ditiro Medan, Senin (11/3) pagi. Setelah memimpin apel pagi, Gatot memimpin rapat para pejabat Dinas Pendidikan membahas program pendidikan di Sumut. Gatot yang hadir di lokasi sekitar pukul 07:00, usai beramahtamah dengan beberapa pegawai, sekitar pukul 07:30, Gatot memimpin apel pagi. Kepada segenap jajaran Dinas Pendidikan, Gatot mengajak untuk meningkatkan semangat mengabdi memajukan pendidikan di Sumut. “Peningkatan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan tuntutan zaman yang tidak bisa dihindari, hal itu dibuktikan dari sejarah keberhasilan suatu bangsa bukan dari kekayaan alam yang berlimpah tapi kualitas sumber daya manusia yang dimiliki,” ujarnya.Gatot meyakinkan para staf, tugas dan peranan Dinas Pendidikan sangat besar dalam mema-

jukan bangsa dan negara. Untuk itu kepada seluruh jajaran di Dinas Pendidikan, Gatot mengajak agar Dinas Pendidikan mengambil peran ini dengan mengevaluasi mekanisme program yang sudah dilakukan lima tahun lalu dan apa yang diraih untuk diperbaiki, apa yang sudah baik untuk dipertahankan bahkan ditingkatkan. Dalam rapat pimpinan yang dihadiri pejabat eselon Dinas Pendidikan Provsu. Gatot banyak bertanya dan meminta masukan serta evaluasi terhadap perkembangan program pendidikan di Sumut. Gatot juga menekankan kembali fokus pelayanan pendidikan oleh Dinas untuk peningkatan kualitas SDM Sumut dengan pemerataan pelayanan serta melakukan koordinasi antara Dinas Pendidikan Sumut dengan Dinas Pendidikan di kota maupun kabupaten se-Sumut. Topik lain yang dibahas , di antaranya angka putus sekolah, anggaran pelatihan guru, kejelasan SMK Bertaraf Internasional hingga minimnya anggaran insentif guru

Paud Sumut yang turun dari pusat dibandingkan provinsi yang lain serta programprogram pendidikan yang akan dilakukan ke depan. Gatot juga menegaskan, Sumut harus segera merintis program wajib belajar 12 tahun atau setara dengan sekolah memengah atas/ sekolah menengah kejuruan (SMA/SMK). “Menghadapi persaingan yang semakin ketat di era globalisasi, diharapkan ke depannya tidak ada warga yang tidak menyelesaikan pendidikan minimal di tingkat SMA/SMK,” harapnya. Sementara, Kadis Pendidikan Sumut Muhammad Zein mengatakan, Dinas Pendidikan Provinsi Sumut mulai tahun ini akan menyusun program wajib belajar 12 tahun. Upaya tersebut berdampak positif dalam meningkatkan mutu SDM. “Wajib belajar 9 tahun sudah berjalan. Sesuai arahan Pak Gubernur untuk wajib belajar 12 tahun yang mengusung pendidikan gratis,akan kita susun polanya seperti apa,” katanya. (m28)

SBY Minta KPK Perketat Pengawasan Penggunaan APBN/APBD J A K A RTA ( Wa s p a d a ) : Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memperketat pengawasan pengadaan barang dan jasa serta pengelolaan APBN/ APBD. “Barangkali perlu MoU pengawasan soal realisasi APBN dan APBD. Silakan dipikirkan. Duduklah bersama BPK, BPKP, kepolisian, kejaksaan dan kementerian/lembaga yang lain,” ujar SBY dalam acara penandatanganan kesepakatan KPK dengan 12 kementerian dan lembaga tentang percepatan pengukuhan kawasan hutan Indonesia, di Istana Negara, Senin (11/3). Dengan kesepakatan bersama tersebut, menurut SBY, penyelewengan pengadaan barang dan jasa di pemerintahan yang selama ini terjadi dapat diminimalisir. “Saya sangat prihatin masih ada kasus-kasus yang

melibatkan anggota DPR RI, pemerintah, DPRD, pejabat, bupati, walikota, untuk urusan pengadaan barang,” katanya. Oleh sebab itu, Presiden minta agar tindakan pencegahan di area tersebut ditingkatkan. “Sudah saatnya KPK

dengan yang lain-lain memikirkan, membidik, anggaran yang besar yang sarat dengan korupsi, sarat dengan permainan, baik saat APBNAPBD disusun sampai dengan dicairkan dan digunakan,” ujarnya. (vn)

Polisi Akan Tegas Terhadap Hercules JAKARTA (Waspada): Aparat kepolisian menangkap Ketua Umum Gerakan Rakyat Indonesia Bersatu (GRIB), Hercules Rosario Marshal dan kelompoknya karena melanggar hukum. Polisi tidak peduli meskipun Hercules dikenal sebagai kepala preman yang dekat dengan tokoh nasional, Prabowo Subianto. “Saya tegaskan dalam hukum hanya mengatakan barang siapa, berbuat apa, bersama siapa. Tidak dilihat ormas atau partai apa,” kata Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya, Kombes Rikwanto saat ditemui usai Peluncuran Buku “Mengubah Pelayanan Polri dari Pimpinan Ke Bawahan”, di Jakarta, Senin (11/3). Rikwanto menjelaskan, penangkapan Hercules bermula karena adanya laporan pemerasan. Kemudian, diluncurkan 30 personel ke lokasi dan melakukan apel. Namun kemudian komplotan Hercules justru mengganggu petugas. “Memutar, mengacungkan senjata tajam. Terkesan tidak menghargai sama sekali keberadaan polisi,” ujarnya. (vn/m09)

Dahlan Iskan ....

tidak akan mempromosikan dirinya sebagai capres. “Saya tidak akan pasang baliho, spanduk atau promosipromosi khusus karena peringkat elektabilitas itu tidak bisa dibuat. Kalau memang harus naik ya naik, kalau turun ya turun,” katanya. Dia juga enggan berkomentar terkait tawaran parpol untuk menjadikannya sebagai capres pada Pemilu 2014. Berdasarakan analisa politik yang dilakukan PolicaWave.com menunjukkan Dahlan Iskan menempati

urutan elektabilitas tertinggi dibandingkan tokoh lainnya, seperti Mahfud MD yang berada di urutan kedua, kemudian disusul Chair ul Tanjung dan Jusuf Kalla. Bakal capres Par tai Gerindra Prabowo Subianto menempati urutan nomor 6 dan secara berturut-turut diikuti bakal capres Partai Golkar Aburizal Bakrie (7), bakal capres PAN Hatta Rajasa (8), bakal capres Partai Hanura Wiranto (9) dan Menteri Perdagangan Gita Wirjawan (10).

Waspadai Gejolak ....

“Semua pihak harus menunggu hasil pengumuman resmi dari KPU Sumut 15 Maret nanti,” kata Eddy dan menambahkan, Kominda ingin menciptakan suasana kondusivitas di Sumut tertap terjaga. Dan masyarakat tetap mempercayakan proses rekapitulasi penghitungan suara yang dilakukan KPU Sumut dan jajarannya. Sementara, anggota KPU Sumut Nurlela Djohan mengungkapkan, hingga kemarin seluruh penghitungan suara sudah selesai di PPK. Saat ini semuanya sudah berada di kabupaten/kota. Hanya tiga kecamatan di Nias Selatan yang belum sampai karena harus menempuh jalur laut.”Jadi secara umum tidak ada masalah dalam rekapitulasi penghi-

tungan suara,” ujar Nurlela. Ketua Panwaslu Sumut David Susanto mengungkapkan, pihaknya sudah mentabulasi beberapa pelanggaran selama tahapan Pilgubsu, yaitu 362 temuan pelanggaran. 218 Temuan, di antaranya sudah diteruskan ke KPU karena bersifat administratif, 46 pelanggaran sedang dalam proses selebihnya sudah masuk ke penegak hukum. “Salah satu pelanggaran pidana yaitu di Nias Selatan, ada yang merusak surat suara dan sudah dalam proses,” kata David. Namun, ujarnya, secara umum, pelanggran yang terjadi sifatnya kasus per kasus atau tidak dilakukan secara massif. “Sifatnya case per case yang dilakukan perorangan,” ungkap David.(m28)

ICW Desak ....

nakan dakwaan subsidaritas atau berlapis karena tindak pidana yang didakwakan unsurnya sejenis. “Dakwaan alternatif jaksa memungkinkan hakim memilih tindak pidana yang terbukti dan biasanya yang hukumannya minimal,” katanya. Menurut dia, pilihan hakim dalam memilih dakwaan pasal 11 yang terbukti tidak konsisten dngan pasangan suap menyuap dalam UU tipikor. Angelina didakwa menerima uang itu dari grup Permai pada 2010 terkait pengurusan proyek di sejumlah universitas di Dirjen Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan termasuk program pengadaan sarana dan prasarana di Kemenpora. Atas perbuatannya tersebut, Angie dikenakan dakwaan Pasal 12 huruf a juncto Pasal 18 Undang-undang Nomor 31 tahun 1999 tentang pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Sebagaimana telah diubah dengan Undangundang Nomor 20 Tahun 2001 juncto Pasal 64 ayat (1) Kitab

Undang-Undang Hukum Pidana Kedua, Angie dijerat pasal 5 ayat (2) dan ayat (1) huruf a juncto Pasal 18 UndangUndang Nomor 31 tahun 1999 tentang pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Sebagaimana telah diubah dengan Undang-undang Nomor 20 Tahun 2001 juncto Pasal 64 ayat (1) KUHP. Dan ketiga, Angie dijerat pasal 11 juncto Pasal 18 Undang-Undang Nomor 31 tahun 1999 tentang pemberantasan Tindak Pidana Korupsi Sebagaimana telah diubah dengan Undangundang Nomor 20 Tahun 2001 juncto Pasal 64 ayat (1) KUHP. Namun Majelis hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) akhirnya menjatuhkan vonis 4 tahun 6 bulan dan denda Rp 250 juta subsider 6 bulan penjara kepada terdakwa Angelina Sondakh, dalam kasus gratifikasi anggaran di Kemendikbud dan Kemenpora, di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Kamis (10/1).

Menurut dia, peringkatnya tersebut bukan rekayasa dan bukan hasil intervensi pihak tertentu. “Peringkat itu ilmiah, bukan ‘bikin-bikinan’. Saya sepenuhnya percaya pada peringkat itu,” katanya. Dia mengaku tidak akan mempertahankan peringkatnya tersebut. “Peringkat itu sebagai dampak, artinya saya harus bekerja lebih keras, masyarakat yang menilai,” katanya. Dahlan juga mengaku artinya, karena siapapun yang terpilih Sumut tetap sama. Lalu, ada selebaran fitnah ke semua pasangan calon yang disebar ke rumah-rumah warga hingga rumah ibadah serta SMS teror bom yang ditujukan kepada Ketua KPU Sumut Irham Buana Nasution. Begitu pun lanjut Eddy, dari hasil pengamatan intelijen, keamanan dan ketertiban di Sumut ke depan tidak akan ada masalah dan tetap akan kondusif. Untuk itu diharapkan bagi semua tim pemenangan pasangan calon untuk bisa menahan diri dengan tidak terburu-buru memasang iklan ucapan sela-mat atau spanduk keme-nangan sebelum ada pengu-muman resmi dari KPU Sumut.

dirampas oleh negara. “Penerapan UU Pencucian Ua n g i n i p e n t i n g u n t u k memaksimalkan hukuman dan memiskinkan koruptor,” ujarnya. Menurut dia, kasus ini terburu-buru untuk dipersidangkan karena tidak memasukkan pasal pencucian uang dalam dakwaan Jaksa Penuntut Umum. Karena menurut dia orang yang disuap bisa dikenakan TPPU. “KPK juga harus memproses aktor-aktor lain selain Angie yang juga terlibat perkara suap dalam proyek di lingkungan Kemenpora dan Kemendikbud,” katanya. Peneliti Indonesia Legal Roundtable Refki Saputra mengatakan Majelis eksaminasi menduga ada aliran dana untuk membeli mobil mewah oleh Angie untuk menyamarkan tindak pidana korupsi yang bersangkutan. Menurut dia dakwaan jaksa yang mendakwa Angie dengan dakwaan alternatif tidak tepat. Dia mengatakan seharusnya jaksa menggu-


Berita Utama

A2 Media Watch Puji KPI Hentikan Inbox JAKARTA (Waspada): Indonesia Media Watch (IMW) memuji sikap Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) Pusat dengan memberikan sanksi penghentian sementara selama 1 hari program Inbox yang ditayangkan SCTV. Seperti dilansir situs resmi KPI Pusat, Senin (11/3), pelanggaran yang dilakukan Inbox menampilkan adegan pembawa acara yang melecehkan seorang perempuan lanjut usia sehingga dia menjadi bahan olok-olok. “Dalam Konstitusi, Pasal 28 I (2) UUD 1945 menyatakan, setiap orang berhak bebas dari perlakuan diskriminatif atas dasar apapun dan berhak mendapatkan perlindungan terhadap perlakuan yang bersifat diskriminatif itu. Pelanggaran yang dilakukan SCTV menyentuh konstitusi dasar negara kita,” ungkap Koordinator Badan Pekerja Indonesia Media Watch (IMW), Ardinanda Sinulingga kepada Waspada, Senin (11/3). Ardinanda mengungkapkan kalau SCTV membandel, IMW akan melaporkan SCTV karena melanggar konstitusi serta melanggar Convention on Elimination of All Form of Discrimination Against Women yang telah diratifikasi Indonesia dan 182 negara di dunia, SCTV bisa disanksi dunia internasional. “Ultimatum itu untuk memberi pesan ke lembaga siaran lain untuk tidak menggunakan frekwensi publik dengan menginjak-injak figur seorang ibu,” jelas Ardinanda. Program Inbox pada 7 Januari 2013 pukul 07.07, dihentikan sementara sesuai putusan yang tertuang dalam surat KPI No. 139/K/KPI/03/13. Pada saat perempuan tersebut dipanggil para host untuk naik ke atas panggung, Andhika mengatakan, “Ini cewe Brazil? Yang begini di lampu merah Gaplek banyak!” Selanjutnya Narji berkata kepada ibu tersebut, “Maaf ini Ibu, yang terbalik topinya apa mukanya?” Gading berkata, “Ini sih bukan Brazil… Brantakan!” Selain adegan tersebut, ditampilkan adegan Andhika yang memperlihatkan gambar pada sebuah buku sambil mengatakan kepada host lainnya bahwa ibu yang menjadi bahan olok-olok tersebut masuk ke dalam buku sejarah. Kemudian sambil melihat gambar pada buku tersebut, host wanita berkata, “Ini Pithecanthropus ya pak?” dan Gading berkata, “Pak, ini sih peninggalan budaya Majapahit Pak!” “Jenis pelanggaran ini dikategorikan sebagai pelanggaran atas perlindungan kepada orang dan masyarakat tertentu, perlindungan anak dan remaja, serta norma kesopanan,” demikian KPI Pusat. KPI Pusat memutuskan tindakan penayangan adegan tersebut telah melanggar Pedoman Perilaku Penyiaran Komisi Penyiaran Indonesia tahun 2012 Pasal 9, Pasal 14 ayat (2), dan Pasal 15 ayat (1) huruf c serta Standar Program Siaran Pasal 9, Pasal 15 ayat (1), dan Pasal 17 ayat (1) dan ayat (2) huruf c. Wakil Ketua Komisi Penyiaran Indonesia (KPI) pusat, Ezki Suyanto mengungkapkan, sanksi administratif penghentian sementara ini wajib dilaksanakan SCTV di antara tanggal 6 – 20 Maret 2013. “ SCTV diwajibkan melaporkan kepada KPI Pusat kapan pelaksanaan sanksi akan dilaksanakan di antara tanggal tersebut.” ungkap Ezki. (cmh)

Plt Gubsu Sidak ... Dalam rapat pimpinan yang dihadiri pejabat eselon Dinas Pendidikan Provsu. Gatot banyak bertanya dan meminta masukan serta evaluasi terhadap perkembangan program pendidikan di Sumut. Gatot juga menekankan kembali fokus pelayanan pendidikan oleh Dinas untuk peningkatan kualitas SDM Sumut dengan pemerataan pelayanan serta melakukan koordinasi antara Dinas Pendidikan Sumut dengan Dinas Pendidikan di kota maupun kabupaten se-Sumut. Topik lain yang dibahas , di antaranya angka putus sekolah, anggaran pelatihan guru, kejelasan SMK Bertaraf Internasional hingga minimnya anggaran insentif guru Paud Sumut yang turun dari pusat dibandingkan provinsi yang lain serta program-program pendidikan yang akan dilakukan ke depan. Gatot juga menegaskan, Sumut harus segera merintis program wajib belajar 12 tahun atau setara dengan sekolah menengah atas/sekolah menengah kejuruan (SMA/SMK). “Menghadapi persaingan yang semakin ketat di era globalisasi, diharapkan ke depannya tidak ada warga yang tidak menyelesaikan pendidikan minimal di tingkat SMA/SMK,” harapnya. Sementara, Kadis Pendidikan Sumut Muhammad Zein mengatakan, Dinas Pendidikan Provinsi Sumut mulai tahun ini akan menyusun program wajib belajar 12 tahun. Upaya tersebut berdampak positif dalam meningkatkan mutu SDM. “Wajib belajar 9 tahun sudah berjalan. Sesuai arahan Pak Gubernur untuk wajib belajar 12 tahun yang mengusung pendidikan gratis,akan kita susun polanya seperti apa,” katanya.(m28)

Makkah Diterangi ... Menurut pejabat tersebut, penyelesaian proyek tersebut membutuhkan waktu 12 bulan. Tahap pertama merupakan eksperimental sesuai rencana 9 Pangeran Mahkota yang mencakup total kawasan kira-kira 43 juta meter persegi. Proyek itu, kini disiapkan untuk ditawarkan kepada para pengembang dan investor untuk menyediakan Makkah sebanyak 30.000 sampai 40.000 tiang lampu menggunakan sistem tenaga surya. Proyek ini akan dilaksanakan di seluruh kota jika percobaan sukses. Amin bin Abdulqader Naebalharam, deputi walikota untuk pembangunan investasi perkotaan dan ketua Komite Tenaga Surya, mengatakan proyek tersebut akan membantu untuk mengurangi biaya bagi perusahaan-perusahaan yang menyediakan peralatan penerangan jalan, di samping kabel serta peralatan lainnya, ‘terutama di kawasan terpencil.’ Arab Saudi adalah pengekspor terbesar minyak dunia dan kini berinvestasi dalam bidang tenaga surya, yang lokasinya berpotensi besar. Laporan internasional menunjukkan negara itu menjadi nomor dua di dunia setelah Gurun Atacama di Chili dalam hal potensi tenaga surya. Data Arab Saudi dan Badan Energi Internasional menunjukkan negara itu membakar sekitar 192.800.000 barel minyak Jawaban Problem Catur, mentah untuk menghasilkan 129 juta megawatt listrik tahun 2010. TTS Dan Sudoku Data lain menunjukkan stasiun Dari Halaman Sport. pembangkit listrik Arab Saudi membayar sekitar $4 per barel harga minyak, yang berarti biaya operasional sebesar AS$ 0,006 Jawaban Problem Catur: per kilowatt/jam (dan ini juga terjadi selama 2010). (an/mujo) 1. Mh3+, Gh6.

2. MxG+mat.

Ada-ada Saja ...

Jawaban TTS: TTS Topik

Politik & Hukum

Jawaban Sudoku: 4 5 9 7 8 1 3 6 2

7 8 6 2 4 3 5 1 9

2 1 3 6 9 5 4 8 7

3 9 5 8 2 4 6 7 1

6 2 7 3 1 9 8 4 5

8 4 1 5 6 7 9 2 3

1 6 8 9 5 2 7 3 4

5 3 2 4 7 6 1 9 8

9 7 4 1 3 8 2 5 6

yang menjadi hal unik adalah, wanita ini suka memelihara tikus. Seperti dilansir laman Huffington Post, Chantal memiliki 19 tikus yang tinggal bersamanya di sebuah apartemen. Tak hanya Chantal yang sangat menyayangi hewan pengerat itu. Putra Chantal pun menganggap tikustikus itu sebagai saudara lakilaki dan perempuannya. Karena kecintaan Chantal terhadap tikus, sang suami akhirnya meninggalkannya. Ia dikabarkan sudah muak dan lelah merawat tikus-tikus milik Chantal. Kehidupan Chantal yang cukup unik ini ditayangkan televisi TLC dalam sebuah acara bertajuk My Crazy Obsession. “Saya sangat mencintai tikus melebihi cinta saya terhadap apapun, termasuk mantan suami saya,” tambahnya. Chantal mengaku ia mulai menyukai tikus sejak usia 16 tahun. Dalam sebuah episode, Chantal juga menyebut tikus-tikus peliharannya memiliki bau seperti makanan khas Meksiko, nacho. Namun, rupanya bukan hanya bau yang membuat Chantal menyayangi tikus-tikusnya tersebut. “Tikus-tikus tidak menilai saya. Mereka mencintai saya apa adanya. Ketika saya menangis, mereka menjilat air mata saya,” ucap Chantal. (vvn/rzl)

WASPADA

Selasa 12 Maret 2013

Dahlan Iskan Ngaku Ingin Jadi Capres JAKARTA (Antara): Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan mengakui ingin menjadi calon presiden pada bursa Pemilu 2014. “Kalau tidak punya keinginan jadi presiden itu bohong, tetapi kalau ingin sekali itu tidak, belum sampai tahap itu,” katanya saat ditemui di Gedung TVRI, Jakarta, Senin (11/3). Pernyataan tersebut menanggapi hasil survei PolitcaWave.com yang menyebutkan Dahlan Iskan sebagai capres dengan elektabilitas tertinggi. Dahlan juga mengaku memperhartikan dan mengucapkan terima kasih terhadap peringkatnya tersebut. “Nanti kita tunggu pada titik tertentu, kalau peringkatnya rendah, banyak masyarakat

yang tidak menyukai saya, tidak boleh memaksakan diri dan harus tahu diri,” katanya. Menurut dia, peringkatnya tersebut bukan rekayasa dan bukan hasil intervensi pihak tertentu. “Peringkat itu ilmiah, bukan ‘bikin-bikinan’. Saya sepenuhnya percaya pada peringkat itu,” katanya. Dia mengaku tidak akan mempertahankan peringkatnya tersebut. “Peringkat itu sebagai dampak, artinya saya harus bekerja lebih keras, masyarakat yang menilai,” katanya. Dahlan juga mengaku tidak akan mempromosikan dirinya sebagai capres. “Saya tidak akan pasang baliho, spanduk atau promosipromosi khusus karena peringkat elektabilitas itu tidak bisa dibuat. Kalau memang harus

ICW Desak KPK Jerat Angie Dengan TPPU

mengatakan menyerahkannya kepada mayarakat untuk memilih pemimpin pada 2014. “Saya sih ingin menjadi suksesor (penerus-red) , tapi yang tentukan rakyat, apakah menukar pandangan, beliau juga banyak diskusi dengan tokoh lain. Saya kira beberapa tokoh

Ekstasi Belanda ... Namun, baru pada Senin (11/3), ratusan ribu ekstasi Belanda itu dibawa para sindikat narkoba internasional dengan menggunakan 2 mobil box. Satu mobil box mengarah ke kawasan Cikini, tepat di Jl. Raden Sa-

KPK Sita ... “Penyitaan tidak menghalangi rumah maupun SPBU untuk dipakai, tapi penyitaan dimaksudkan agar tidak terjadi jual beli atau perpindahan tangan kepemilikan,” jelas Johan tanpa menjelaskan nilai taksiran seluruh aset Djoko tersebut. Sebelumnya KPK juga telah menyita 11 rumah Djoko yang berada di di Yogyakarta, Solo, Semarang, Jakarta, Depok, dan Bogor. Rumah-rumah tersebut disamarkan kepemilikannya dengan menggunakan nama istri kedua Djoko, Mahdiana, dan istri ketiga Djoko, Dipta Anindita. Baik Mahdiana maupun Dipta telah dicegah pergi keluar negeri oleh KPK. KPK menduga Djoko me-

“CR7” Jadi Duta ... kata pendiri Forum Peduli Mangrove Indonesia, Tomy Winata dalam keterangan pers di Jakarta, Senin (11/2). Tomy mengatakan bahwa penobatan pesepak bola asal Portugal tersebut sebagai Duta Mangrove untuk Bali berdasarkan pertemuan di Madrid, Spanyol, Jumat (8/3). Tomy Winata bersama mantan Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN), Gories Mere akan bertemu CR7 pada acara Konfederasi Komisi PBB Antinarkotika dan obat terlarang atau “United Nations Office on Drugs and Crime” (UNOCD) ke-56 yang berlangsung di Wina, Austria, 11—15 Maret 2013. Selain masalah narkotika, konfederasi tersebut memiliki kebijakan utama kerja sama bagi pelestarian satwa dan pencegahan kerusakan hutan. Tomy menilai Ronaldo cocok menjadi duta penyelamatan mangrove karena memiliki daya tarik dan panutan sehingga se-

2 Nelayan ... petugasnya kini masih menyisir titik-titik yang mencurigakan sebagai tempat persembunyian pelaku. Diduga mereka bersenjata api laras panjang, sebagaimana pengakuan korban yang lolos. Kapolres Aceh Timur menyebutkan, boat (kapal—red) milik nelayan Pangkalan Brandan,Langkat, tadi malam (malam kemarin—red) ditarik dari daerah aliran sungai (DAS) Kuala Beukah, Peureulak Kota, Aceh Timur dan tiba di Pelabuhan Perikanan Pantai (PPP) Idi sekitar pukul 04:30 dengan bantuan Kapal

Beberapa Nama ...

langgar pasal 3 dan atau 4 Undang-undang No 8 tahun 2010 tentang Pencegahan dan Pemberantasan Tindak Pidana Pencucian Uang dan pasal 3 ayat 1 dan atau pasal 6 ayat 1 UU 15 tahun 2002 tentang TPPU dengan pidana penjara paling lama 20 tahun dan denda paling banyak Rp10 miliar. Sedangkan untuk kasus korupsi simulator, KPK menyangkakan Djoko pasal 2 ayat 1 atau pasal 3 Undang-undang No 31 tahun 1999 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi sebagaimana diubah UU No 20 tahun 2001 tentang jo pasal 55 ayat (1) ke-1 jo pasal 65 ayat (1) KUHP tentang penyalahgunaan wewenang dan perbuatan memperkaya diri sehingga merugikan keuangan negara dengan hukuman penjara maksimal 20 tahun.

menjadi pertimbangan utama kandidat yang tampil apakah bisa melakukan rangkap jabatan. “Jangan sampai setelah terpilih menjadi ketua umum tugas pada jabatan sebelumnya dikorban yakni menteri, ketua DPR RI, atau jabatan lain di partai,” katanya. Hayono juga mengingatkan, belajar dari kasus hukum yang dihadapi mantan Bendahara Umum Partai Demokrat, Muhammad Nazaruddin, merembet ke kader-kader lainnya sehingga merusak citra. Karena itu, kata dia, tidak perlu lagi ada loyalis-loyalis pada figur tertentu, tapi harus menumbuhkan loyalis kepada partai. “Jadi siapapun calon yang tampil, selama dia berkomitmen untuk membangun partai, silakan,” katanya. Menurut dia, sebaliknya, jika tampil sebagai calon karena loyalis terhadap figur tertentu, sebaiknya jangan karena dikhawatirkan malah akan merusak partai. “Saya khawatir Partai Demokrat ke depan bukannya maju tapi semakin terpuruk,” katanya. Ramadhan Ingin Gita Wirjawan Wakil Sekretaris Jenderal Partai Demokrat, Ramadhan Pohan mengatakan secara pribadi dia berharap GitaWirjawan bisa menjadi Ketua Umum Partai Demokrat. “Saya secara pribadi menjagokanMenteriPerdagangan GitaWirjawan,” kata Ramadhan di Gedung MPR/DPR/DPD RI di Jakarta, Senin. Walaupun belum bisa memastikan nama Gita Wirjawan masuk dalam daftar nama kandidat Ketua Umun Partai Demokrat yang baru, Ramadhan yakin sosok Gita cukup diterima di kalangan Majelis Tinggi Partai Demokrat. Menurut dia, Gita memiliki rekam jejak yang bagus dan mampu menjalankan roda organisasi dengan baik. “Saya inginnya Gita Wirjawan juga karena dia itu masih muda, bersih, dan cukup concern (peduli) dengan masalah kebangsaan. Kami sering bicara soal sepak bola, dan dia juga seorang musisi,” ujarnya. Ramadhan juga menyebut nama Kepala Staf Angkatan Darat, Pramono Edhie Wibowo, sebagaisosokyangpantasmenjadi ketuaumumpartaikarenacitranya sederhanadanmampuberkomunikasi langsung dengan rakyat.

luruh lapisan masyarakat dapat mengikuti menjaga kelestarian tanaman bakau. Sementara itu, Ronaldo merasa istimewa ikut berperan melestarikan mangrove di Indonesia. “Saya pernah datang ke Aceh setelah tragedi tsunami, dan kehancuran yang saya lihat, menyisakan kenangan yang dalam pada diri saya,” ujar pesepak bola terbaik dunia 2008 tersebut. Ronaldo mengungkapkan bahwa tempat yang banyak ditumbuhi mangrove akan terbentuk ekosistem yang dapat melindungi hantaman ombak sehingga menyelamatkan jiwa manusia serta mengurangi kerusakan alam. Tomy Winata menuturkan bahwa pihaknya telah mengonservasi suatu kawasan dan rehabilitasi satwa liar dan langka, hutan, flora, dan fauna, laut, serta terumbu karang meliputi areal hutan seluas 44.500 hektare dan areal konservasi laut seluas 14.500 hektare di Tambling Wildlife Nature Conservation

(TWNC) di semenanjung selatan Pulau Sumatera. TWNC memiliki sekitar 3.000 hektare hutan mangrove yang berada di dua danau, serta terkenal dengan kepeduliannya menyelamatkan dan merehabilitasi harimau Sumatra yang berada diambang kepunahan. TWNC juga bekerja sama dengan pemerintah Indonesia untuk menyediakan pascarehabilitasi para korban narkoba yang mendapatkan perhatian serius dari salah satu organisasi PBB sehingga UNODC memberikan kesempatan menyampaikan program tersebut pada pertemuan konfederasi internasional di Wina. Forum Peduli Mangrove akan diresmikan pada bulan Mei 2013 bertujuan meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap pentingnya hutan mangrove, mengajak partisipasi aktif masyarakat melestarikan mangrove, dan mengembalikan kondisi ekosistem, serta keragaman hayati (bio-diversity) bagi tanaman mangrove.

Patroli milik Satpol Air di Kasat AKP Bukhari. Namun, kata Muhajir, keberadaan dua sandera belum dapat dipastikan, namun pihaknya menduga masih berada di tangan perompak. “Kita akan terus melakukan penyisiran ke wilayah Peureulak seperti Peureulak Kota, Peureulak Timur dan Peureulak Barat. Personil gabungan dari Polres termasuk Satpol Air dan personel Polsek masih terus mengejar pelaku penyanderaan,” kata Kapolres Muhajir seraya menyebutkan, salah satu korban yang lolos dari sekapan kini masih dimintai keterangan pihak kepolisi-

an di Polres setempat. Sebagaimana diketahui, komplotan perompak (bajak laut—red) bersenjata api laras panjang jenis AK-56 beraksi diperairan Aceh Timur, Jumat (8/3) sekira pukul 10:00. Ketiga nelayan dari KM Husna dibawa ke salah satu kuala tikus di wilayah Peureulak. Namun, satu dari tiga sandera berhasil kabur Sabtu (9/3) sekira pukuk 00:30 dinihari dan melaporkan kejadian yang menimpanya ke Polsek Peureulak Timur. Disebutsebut, pelaku meminta tebusan Rp200 dari keluarga ketiga nelayan asal Pangkalan Berandan itu. (b24)

JAKARTA (Antara): Indonesia Corruption Watch (ICW) mendesak KPK menjerat Angelina Sondakh dengan dakwaan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) karena ada bukti-bukti kuat terkait kasus korupsi di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan serta Kementerian Pemuda dan Olahraga. “ICW pada Selasa (26/2) mengadakan sidang eksaminasi publik atas putusan terhadap putusan Angelina Sondakh yang bisa dijerat TPPU karena dari fakta menyebutkan ada aliran dana,” kata peneliti ICW Emerson Yuntho di Jakarta, Senin (11/3). Dia mengatakan dalam perkara itu perlu diberlakukan mekanisme pembuktian terbalik terhadap seluruh harta atau aset milik Angie. Menurut dia jika tidak bisa dibuktikan soal kepemilikan harta atas aset maka harus dirampas oleh negara. “Penerapan UU Pencucian Uang ini penting untuk memaksimalkan hukuman dan memiskinkan koruptor,” ujarnya. Menurut dia, kasus ini terburu-buru untuk dipersidangkan karena tidak memasukkan pasal pencucian uang dalam dakwaan Jaksa Penuntut Umum. Karena menurut dia orang yang disuap bisa dikenakan TPPU. “KPK juga harus memproses aktor-aktor lain selain Angie yang juga terlibat perkara suap dalam proyek di lingkungan Kemenpora dan Kemendikbud,” katanya.

Semua Pihak ...

naik ya naik, kalau turun ya turun,” katanya. Dia juga enggan berkomentar terkait tawaran parpol untuk menjadikannya sebagai capres pada Pemilu 2014. Berdasarakan analisa politik yang dilakukan PolicaWave.com menunjukkan Dahlan Iskan menempati urutan elektabilitas tertinggi dibandingkan tokoh lainnya, seperti Mahfud MD yang berada di urutan kedua, kemudian disusul Chairul Tanjung dan Jusuf Kalla. Bakal capres Partai Gerindra Prabowo Subianto menempati urutan nomor 6 dan secara berturut-turut diikuti bakal capres Partai Golkar Aburizal Bakrie (7), bakal capres PAN Hatta Rajasa (8), bakal capres Partai HanuraWiranto (9) dan Menteri Perdagangan GitaWirjawan (10).

lain dipanggil dan diskusi,” katanya. Pertemuan kedua tokoh politik itu berlangsung seki tar dua jam pukul15:30WIBhinggapukul 17:30 WIB lebih lama satu jam dari yang direncanakan. Presiden Yudhoyono didampingi oleh Mensesneg Sudi Silalahi dan Seskab Dipo Alam sementara Prabowo didampingi oleh Fadli Zon. leh, petugas menyergapnya, dan satu mobil box mengarah pada kawasan Kemayoran juga berhasil disergap petugas yang dilengkapi senjata laras panjang. Saatinikeduamobilboxyang membawaratusanribuekstasidari Belanda itu diamankan bersama 10 tersangka di kantor BNN. (j02)

Antara

PELANTIKAN HAKIM AGUNG: Hakim Agung terpilih (kiri ke kanan atas) Hamdi, M. Syarifuddin, Irfan Fachruddin, Margono, (kiri ke kanan bawah) Burhan Dahlan, M. Desnayeti, Yakub Ginting dan I Gusti Agung Sumantha mengikuti pelantikan hakim agung di Gedung Mahkamah Agung, Jakarta, Senin (11/3). Ketua MA melantik delapan hakim agung baru yang lulus uji kelayakan dan kepatutan untuk menggantikan hakim agung yang telah memasuki masa pensiun.

Juni-Juli KNIA ... Menurut Darpin, pihaknya tinggal menunggu jawaban dari Kementerian PU yang paling berwenang soal penanganan akses jalan baik tol maupun non tol ke KNIA. “Ini bukan wewenang kami menjawabnya,” jelas Darpin. Sebelumnya, Ketua Komisi D Guntur Manurung dari Fraksi Demokrat menekankan kepada seluruh stakeholder segera mengambil langkah konkrit soal kendala yang dihadapi untuk percepatan KNIA beroperasi. “Khususnya soal akses jalan yang jelas masih tersendat karena soal ganti rugi lahan,” ujar G Manurung.

Waspadai Gejolak ... Namun, kata Eddy, yang kita disesalkan beredarnya SMS (pesan singkat) selama tiga hari masa tenang Pilgubsu yang mengajak masyarakat untuk tidak menggunakan hak pilih dengan alasan tidak ada artinya, karena siapapun yang terpilih Sumut tetap sama. Lalu, ada selebaran fitnah ke semua pasangan calon yang disebar ke rumah-rumah warga hingga rumah ibadah serta SMS teror bom yang ditujukan kepada Ketua KPU Sumut Irham Buana Nasution. Begitu pun lanjut Eddy, dari hasil pengamatan intelijen, keamanan dan ketertiban di Sumut ke depan tidak akan ada masalah dan tetap akan kondusif. Untuk itu diharapkan bagi semua tim pemenangan pasangan calon untuk bisa menahan diri dengan tidak ter-

KPU Sumut Dijaga ... Kapoldasu juga mengemukakan, keamanan dan ketertiban juga bergantung kepada masyarakat. Jadi masyarakat dan tim pemenangan Cagubsu/Cawagubsu harap bersabar menunggu hasil penghitungan suara dan pengumuman KPU. 15 Maret 2013 menyelenggarakan rapat pleno merekapitulasi akhir suara Plgubsu. ‘’Jadi apapun hasil yang diumumkan KPU itu, masyarakat dan tim pendukung harus dapat menerimanya. Kalau menemukan dugaan pelanggaran yang disertai bukti dan saksi, ada salurannya. Sampaikan ke MK, kalau tidak ada saksi dan bukti, jangan mengada-ada,’’ tegasnya. Bagi tim kalah agar menerima hasil dan menghormati pasangan Cagubsu/Cawagubsu yang menang. ‘’Kalau kalah, siapkan calon untuk lima tahun ke depan. Jangan dua bulan lagi mau Pilgubsu, baru mendatangi orang-orang susah masuk-masuk ke pasar,’’ katanya. Data yang diperoleh, personil Polri yang dikerahkan mengawal KPU Provsu 181 personil. Mereka terdiri dari personil Brimob Daerah Sumut, Samapta Polresta Medan, dan Polsek Medan Timur. Kutuk Teror Sebelumnya, belasan orang dari Satuan Siswa, Pelajar dan Mahasiswa Pemuda Pan-

Bupati Deliserdang diwakili oleh Plt Sekda yang juga Asisten II, Agus Ginting mengungkapkan, pencapaian ganti rugi jalan non tol sepanjang 14 Km lebih tinggal beberapa persil lagi. “Namun ada tiga persil yang masih ngotot meminta ganti rugi melebihi aturan harga yang sesuai dari pemerintah,” ujar Agus. Informasi yang diperoleh, tiga persil dimiliki oleh aparat dari kepolisian masing-masing berpangkat Komisaris Besar dan Brigadir Satu. “Ini harus segera kita ambil langkah tegas, jangan karena kedua oknum ini menjadi penghalang pembangunan nasional. Bila perlu kita bersamasama menalanginya,” ajak G

Manurung. Sementara langkah bijak diambil oleh salah satu anggota Komisi D, Marah Halim Harahap. Dia menyarankan agar persoalan sepele itu diselesaikan sesuai aturan hukum yang ada. “Kita belajar dari kasus Ngumban Surbakti, jangan ini menjadi jilid kedua,” sebutnya. Terakhir pada pertemuan tersebut, yang dihadiri oleh petinggi PT Angkasa Pura II, di antaranya, Kasi Humas dan Hukum Wisnu B Setianto dan jajaran direksi Kereta Api Indonesia, Kadishub Sumut, Kadishub Deliserdang H Anda Soebrata dan lainnya mendampingi para anggota Komisi D meninjau langsung KNIA. (m16)

buru-buru memasang iklan ucapan selamat atau spanduk kemenangan sebelum ada pengumuman resmi dari KPU Sumut. “Semua pihak harus menunggu hasil pengumuman resmi dari KPU Sumut 15 Maret nanti,” kata Eddy dan menambahkan, Kominda ingin menciptakan suasana kondusivitas di Sumut tertap terjaga. Dan masyarakat tetap mempercayakan proses rekapitulasi penghitungan suara yang dilakukan KPU Sumut dan jajarannya. Sementara, anggota KPU Sumut Nurlela Djohan mengungkapkan, hingga kemarin seluruh penghitungan suara sudah selesai di PPK. Saat ini semuanya sudah berada di kabupaten/kota. Hanya tiga kecamatan di Nias Selatan yang belum sampai karena harus menempuh jalur laut.”Jadi se-

cara umum tidak ada masalah dalam rekapitulasi penghitungan suara,” ujar Nurlela. Ketua Panwaslu Sumut David Susanto mengungkapkan, pihaknya sudah mentabulasi beberapa pelanggaran selama tahapan Pilgubsu, yaitu 362 temuan pelanggaran. 218 Temuan, di antaranya sudah diteruskan ke KPU karena bersifat administratif, 46 pelanggaran sedang dalam proses selebihnya sudah masuk ke penegak hukum. “Salah satu pelanggaran pidana yaitu di Nias Selatan, ada yang merusak surat suara dan sudah dalam proses,” kata David. Namun, ujarnya, secara umum, pelanggaran yang terjadi sifatnya kasus per kasus atau tidak dilakukan secara massif. “Sifatnya case per case yang dilakukan perorangan,” ungkap David. (m28)

casila (Satma PP) unjuk rasa di depan gedung KPU Sumut. Dalam orasi dan pernyataannya, mereka mengutuk segala bentuk intimidasi kepada KPU Provsu, baik melalui teror maupun ancaman lain. “Kami siap menjadi garda terdepan mem back up KPU Sumut agar bisa bekerja maksimal,” kata kordinator aksi, Saiful. Unjuk rasa mereka berlangsung singkat. Mereka menyampaikan orasinya di gerbang gedung KPU, sebab tidak diizinkan masuk ke halaman gedung KPU untuk menyampaikan orasi. Mereka juga menyatakan akan mendirikan Posko disini mengawal KPU Provsu. Seusai melakukan aksinya, mereka berkumpul di halaman kantor Palang Merah Indonesia (PMI) Sumut di sebelah gedung KPU. Mabes Polri Harus Usut Disinggung tentang adanya sms (pesan singkat) ke KPU Provinsi Sumut dengan nada ancaman teror dan bom, Ketua Polri Watch ini berpendapat, kasus tersebut harus diusut tuntas oleh Mabes Polri. Ikhwaluddin juga menyebutkan, KPU Provsu sebenarnya terlalu membesar-besarkan sesuatu yang saya nilai ‘hanya main-main’. ‘’Saya masih ingat, dulupun sempat KPU Provsu mendapat teror mistik, yakni ketika itu ditemukan bunga-bunga bertaburan di kantor penyelenggara Pemilu Sumut itu,’’paparnya.

Ketua KPU Provsu juga patut dimintai keterangan oleh Mabes Polri, dan teror tersebut harus benar-benar diungkap, apalagi sudah membawa-bawa nama Mujahidin. ‘’Tegasnya, kasus teror tersebut jangan dianggap hanya sekedar wacana, melainkan harus tuntas termasuk mengusut sms itu dari mana dan siapa,’’tukasnya. Ikhwaludin juga berpendapat, kalau sasarannya termasuk KPU Provsu tidak mungkin oleh Mujahidin, apalagi sampai saat ini versi quick count persentase perolehan suara tertinggi dimenangkan oleh calon dari Parpol berbasis Islam. Ditarik Ke KPU Secara terpisah, Komisioner KPU Provsu, Rajin Sitepu, kepada wartawan mengatakan, saat ini formulir C1 dari Kota Pematangsiantar, Kota Medan dan Kabupaten Langkat telah ditarik ke KPU Provsu. ‘’Penarikan tersebut dilakukan oleh para staf KPU Provsu,’’katanya. Dia juga menyebutkan, penarikan atau pengambilan dan pengumpulan C1 tersebut tidak perlu dipercepat, namun disesuaikan dengan jadwal yang telah ditetapkan. Hal itu, kata Rajin, agar tidak muncul pertanyaan ‘ada apa kok dipercepat’. Namun, nanti 14 Maret 2013 seluruh C1 sudah sampai di KPU Provsu, dan 15 Maret 2013 diumumkan siapa peraih suara terbanyak atau pemenangnya.(m34)

Al Bayan ... Penyebab kehancuran antara lain, orangorang kaya yang menurutkan hawa nafsu mereka, lupa kepada fakir miskin, anak yatim dan rakus terhadap harta. Orang-orang kaya itu hidup mewah di tengah-tengah kebangkrutan ekonomi, sedangkan orang miskin hidup kelaparan sehingga mereka berusaha mencuri dan merampok harta orang kaya. Jika negeri sudah begini kondisinya kehancuran sudah diambang pintu. Orang-orang kaya yang melanggar perintah Allah tersebut mungkin juga terlibat kemungkaran lain, misalnya judi, zina dan membunuh lawan-lawan bisnis mereka. Jadi akhlak manusia sudah hancur lebur saat itu. Penyair Islam Syauqi Beyk pernah berkata: Bangsabangsa itu hanya tegak karena akhlaknya baik. Dan bila akhlaknya rusak maka bangsa itu akan hancur. Tentang kehacuran negeri-negeri dan budaya maju, berkali-kali disebut Allah dalam

Alquran, antara lain; “Maka apakah penduduk negeri-negeri itu merasa aman daripada siksaan Kami kepada mereka di malam hari ketika mereka sedang tidur, atau apakah mereka merasa aman dari kedatangan siksa Kami di pagi hari ketika mereka sedang bermain? (QS. Al-A’raf:96-99.)” Selanjutnya dalam Surah ar-Rum ayat 41. Allah berfirman: Telah nampak kerusakan di darat dan di laut akibat ulah tangan manusia. Supaya Allah merasakan kepada mereka sebagian dari akibat perbuatan mereka, agar mereka kembali ke jalan yang benar. Kemudian dalam Surah Yunus ayat 13 Allah berfirman: Dan sungguh kami telah membinasakan negeri-negeri umat sebelum kamu, ketika mereka membuat kezaliman. Kemudian dalam Surah al-A’raf ayat 4 Allah berfirman: Betapa banyak negeri-negeri yang telah Kami binasakan, maka datanglah siksaan menimpa penduduknya di waktu mereka berada di malam hari, atau waktu mereka beristirahat di tengah hari.


Medan Metropolitan

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

A3

Waspada/Ismanto Ismail

KAPOLSEK Medan Baru Kompol Jean Calvijn Simanjuntak, SH, SIK, SIK memberikan pembinaan kepada para preman yang terjaring Operasi Cipta Kondisi di halaman Mapolsek Medan Baru.

Polisi Tangkap Belasan Preman Jalur Wisatawan Jadi Prioritas Pengamanan MEDAN (Waspada): Petugas Polsek Medan Baru menangkap belasan preman yang sangat meresahkan masyarakat. Mereka sering meminta uang kepada pemilik usaha dan menjadi juru parkir (jukir) liar yang mengutip rertibusi parkir ilegal. “Belasan preman tersebut terjaring Operasi Cipta Kondisi

dari sejumlah lokasi. Penangkapan preman tersebut berdasarkan informasi dari masyarakat yang merasa resah dengan aktivitas mereka,” kata Kapolsek Medan Baru Kompol Jean Calvijn Simanjuntak, SH, SIK, MH kepada Waspada usai memimpin apel pelaksanaan razia di halaman Mapolsek Medan Baru, Senin (11/3) malam. Para preman yang diamankan yakni RPS, 25, penduduk Jln.

Jamin Ginting; AS, 34, penduduk Jln. Mesjid Helvetia; AL, 27, penduduk Jln. Tanjunggusta; R, 28, penduduk Jln. Iskandarmuda; HR, 46, penduduk Jln. Sekata; B, 28, penduduk Jln. Tanjunggusta; MP, 41, penduduk Jln. Kawat; R, 31, penduduk Jln. Agus Salim dan SS, 38, penduduk Jln. Nibung, U, 38. Umumnya, lanjut Calvijn, para preman tersebut menyaru sebagai jukir liar yang mengutip

retribusi parkir secara ilegal. Bahkan ada yang meminta uang kepada pemilik usaha. “Setelah dilakukan pendataan, mereka langsung dipulangkan. Namun mereka diwajibkan membuat surat pernyataan tidak mengulangi perbuatannya. Jika mereka mengulangi perbuatannya, maka akan diproses secara hukum,” tegasnya. Calvijn menambahkan, ra-

zia terhadap preman dilakukan secara rutin guna menciptakan suasana kondusif di Kota Medan pasca pelaksanaan Pilgubsu. “Kita ingin menciptakan suasana kondusif di Kota Medan khususnya di wilayah hukum Polsek Medan Baru. Diharapkan, tidak ada lagi masyarakat yang resah akibat ulah sekelompok preman,” ujarnya. Prioritas Calvijn menambahkan,

Pencuri Sepedamotor Dihajar Massa Polisi Selidiki Dugaan Home Industri Narkoba

MEDAN (Waspada): Seorang pencuri babak belur dihajar massa setelah kepergok mencuri sepedamotor di kawasan Jln. Sunggal, Komplek Mangga Indah, Kel. Sunggal, Kec. Medan Sunggal, Senin (11/ 3). Sedangkan temannya berhasil melarikan diri. Tersangka DZS, penduduk Jln. KL. Yos Sudarso, Kel. Silalas, terpaksa menjalani perawatan di RS Bhayangkara Poldasu Jln. KH. Wahid Hasyim Medan, akibat dipukuli massa. Dari tersangka, polisi menyita barang bukti sepedamotor Vario. Informasi diperoleh Waspa-

da di lapangan, tersangka DZS bersama temannya masuk ke Komplek Mangga Indah melihat sepedamotor Honda Vario yang diparkirkan pemiliknya. Kemudian tersangka DZS mendekati sepedamotor itu, sedangkan temannya memantau situasi. Tersangka langsung membawa sepedamotor itu, namun aksinya diketahui pemiliknya Dinayanglangsungberteriakmaling dan melakukan pengejaran. Massa melihat tersangka dikejar korban segera mengepung lokasi itu. Akhirnya tersangka DZS berhasil ditangkap

dan dihajar massa. Sementara temannya berhasil kabur. Kanit Reskrim Polsek Sunggal Iptu Bambang Gunadi Hutabarat SH, MH, bersama personelnya yang sedang melalukan patroli di kawasan tersebut langsung mengamankan tersangka dari amuk massa. Dalam kondisi babak belur, tersangka DZS dibawa ke ke RS Bhayangkara Poldasu Jln. KH. Wahid Hasyim Medan, untuk menjalani perawatan akibat dihajar massa. “Kita sudah melakukan pemeriksaan terhadap korban Dina dan sejumlah saksi lainnya,” kata Bambang. (m36)

MEDAN (Waspada): Sat Res Narkoba Polresta Medan masih melakukan penyelidikan dugaan home industri narkoba dari tiga tersangka yang diamankan Sat Sabhara. “Polisi masih melakukan pemeriksaan terhadap ketiga tersangka,” kata Kasat Res Narkoba Kompol Dony Alexander didampingi AKP Azuar, Senin (11/3). Menurut Dony, berdasarkan barang bukti yang ditemukan

kemungkinan ketiganya membuat narkoba tersebut untuk diedarkan di kawasan Medan.”Kalau dilihat dari barang bukti, besar kemungkinan ini home industri, tapi kita belum tahu akan diedarkan kemana,” ujarnya. Hasil pemeriksaan sementara, ketiga tersangka mengaku kalau narkoba dan peralatan mesin cetak ekstasi bukan milik mereka. “Barang-barang itu milik temannya yang saat ini masih kita buru,” sebut Dony. Saat ini polisi masih menunggu hasil pemeriksaan yang dilakukan di laboratorium untuk memastikan keaslian dari narkoba yang diamankan. Diketahui sebelumnya, Sat Sabhara Polresta Medan mengamankan tiga pria mengendarai mobil yang melaju melawan arah dari Jln. Kapten Maulana Lubis menuju Jln. Gatot Subroto Medan, Minggu (10/3) dinihari. Polisi yang melihat hal itu langsung menghentikan laju mobil. Saat akan diringkus, ketiga tersangka sempat melawan dan terjadi baku hantam. Ketika diamankan, dari ketiga tersangka disita barang bukti 189 butir ekstasi, 3 gram sabu, satu unit alat pres pembuat pil ekstasi, dan mobil Toyota Avanza BL 149 ZE. Selanjutnya ketiga tersangka IG, 40, (juru parkir) warga Jln. Melati XV, Helvetia, IN, 32, (pedagang) warga Desa Jarommah Me, Kec. Ganda Pura, Aceh, dan F, 43, (sopir) warga Dusun Rayeuk Mud, Bireuen Meunasah Reuleut, Aceh, diserahkan ke Sat Res Narkoba Polresta Medan. (m39)

pihaknya memprioritaskan pengamanan di sejumlah lokasi yang dianggap sebagai jalur lintasan para wisatawan, baik wisatawan domestik maupun wisatawan asing. “Salah satu kawasan yang menjadi prioritas yakni seputaran Bandara Polonia Medan, Jln. Mustang, Jln. Imam Bonjol, Jln. Ir. H. Juanda, Jln. Mongonsidi, Jln. Sudirman dan lain-lain. Kawasan tersebut sering dilintasi wisatawan baik dari Bandara maupun menuju Bandara,” tambahnya. Selama beberapa hari terakhir, seluruh personel Polsek Medan Baru fokus kepada pengamanan Pilgubsu. Setelah tahapan Pilgubsu selesai, maka seluruh personel akan kembali ditempatkan pada beat masingmasing untuk mengantisipasi

gangguan Kamtibmas. “Personel Polsek Medan Baru kembali melakukan razia rutin, patroli dan Operasi Hunting dengan melibatkan personel Lantas, Intelkam, Reskrim, Sabhara dan Binmas. Kegiatan ini merupakan upaya menekan aksi kejahatan di jalan raya seperti perampokan, jambret, pencurian sepedamotor dan lainnya,” ujar Calvijn. Di tempat terpisah, Kasat Sabhara Polresta Medan Kompol Tris Lesmana Zeviansyah, SH, SIK, MH mengatakan, pihaknya telah menurunkan puluhan personel guna melakukan patroli di sejumlah lokasi yang dianggap rawan perampokan, jambret, pencurian sepedamotor dan kasus lainnya. Dari hasil analisa dan evaluasi selama Januari - Februari

2013, kata Tris, sejumlah lokasi rawan kejahatan yakni Jln. Printis Kemerdekaan, Jln. Prof. HM Yamin, Jln. A.Yani, Jln. Ir. H. Juanda, Jln. Wahidin, Jln. Thamrin dan Jln. Iskandarmuda Medan. Personel Sabhara yang diturunkan mengendarai mobil dan sepedamotor dinas. “Lokasi yang jadi sasaran patroli yakni wilayah Polsek Medan Baru, Polsek Medan Area, Polsek Medan Timur, Polsek Sunggal, Polsek Medan Kota dan Polsek Percut Seituan,” jelasnya. Personel Sat Sabhara Polresta Medan melakukan patroli selama 24 jam. “Hal ini sesuai instruksi Kapoldasu Irjen Pol. Drs. H. Wisjnu Amat Satro, SH yang ditindaklanjuti Kapolresta Medan Kombes Pol. Drs. H. Monang Situmorang, SH, MSi,” demikian Tris.(m36)

NAC Anthony Robin Training Motivasi Mahasiswa Pulmed MEDAN (Waspada): Setelah mendapatkan berbagai pembekalan awal seperti ilmu bahasa Inggris, komputer, training untuk personality, motivation, self management, serta ESQ, sekitar 450 mahasiswa tingkat satu Politeknik Unggul LP3M Medan (Pulmed) tahun akademik 20122013 mengikuti training motivasi dari NAC Anthony Robin Amerika. “Traning ini disampaikan oleh Master Training NAC Mr Ronald dari Jakarta, yang berlangsung di Hotel Madani Medan, Senin (4/3) mulai pukul 08:00-19:00 Wib, dengan tema Menjadi MahasiswaYang Beriman, Berkarakter danTerampil,” kata Ketua PembinaYayasan Pulmed HM Nasir Mahmud SE, MBA, MSi, di Medan, Senin (11/3). Menurut Nasir, acara ini sangat penting untuk diikuti mahasiswa karena bertujuan untuk membekali mental, moral, dan memotivasi

mahasiswa untuk persiapan melangkah menuju kesuksesan yang diinginkan setelah tamat dari Pulmed. Selain itu, kata dia, mewujudkan salah satu visi & misi lembaga yaitu dalam menghasilkan SDM yang beriman, berkarakter & terampil. Dijelaskan Nasir, untuk menghasilkan lulusan Pulmed, selain diberikan bekal ilmu ketrampilan juga diberikan training-training motivasi dan pembekalan moral agar lebih siap menghadapi dunia kerja. Sementara Direktur Pulmed Nirmala Sari SE, Ak, MM mengatakan, pelatihan ini sangat baik diadakan untuk mahasiswa setiap tahunnya, agar semua civitas akademika mulai dari mahasiswa, dosen dan staf memiliki mindset dan pola pikir sukses, sehingga apapun yang diinginkan dan dicita-citakan dapat terwujud. (cwan)

Waspada/Ist

MAHASISWA Politeknik Unggul LP3M Medan (Pulmed) foto bersama usai mengikuti training motivasi dari NAC Anthony Robin Amerika.


Medan Metropolitan

A4

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

Waspada/Sahrizal

Waspada/Sahrizal

PETUGAS Polsek Delitua mengamankan sepedamotor milik perampok yang tinggal kerangka setelah dibakar massa.

KAPOLSEK Delitua Kompol Bakhtiar Marpaung didampingi Kanit Reskrim AKP Semion Sembiring mengamankan dua tersangka perampok berinisial RRN, 19, warga Riau dan D, 20, warga Jln. Setia Budi, Tanjung Sari, Medan.

Massa Bakar Sepedamotor Perampok Pamen Poldasu Berkelahi Dengan Pelaku MEDAN (Waspada): Maraknya aksi perampokan di jalan raya, telah membangkitkan amarah masyarakat Kota Medan. Pada Senin (11/3) siang, massa membakar sepedamotor milik perampok di Jln. AH Nasution. Tidak hanya itu, dua pelaku yang baru saja merampas tas milik seorang wanita di kawasan itu, berhasil ditangkap polisi. Bahkan, seorang Perwira Menengah (Pamen) Poldasu terlibat perkelahian dengan seorang pelaku yang hendak melarikan diri. Informasi diperoleh Waspada di lapangan, dua tersangka perampok yang berhasil ditangkap yakni RRN, 19, warga Pasir Pangarayan, Kabupaten Rokan Hulu, Riau, yang menetap di Jln. Setia Budi dan D, 20, warga Jln. Setia Budi, Tanjung Sari, Medan. Kedua tersangka

diduga sudah berulangkali melakukan aksi perampokan di wilayah hukum Polresta Medan. Peristiwa itu bermula ketika Saut Alfian Baktista, 22, warga BlokVII, Perumahan Srigunting, Kecamatan Sunggal bersama Maria Fransiska Tambunan, 21, warga Jln. Setia Budi mengendarai sepedamotor singgah di restoran KFC Jln AH Nasution. Saat berada di depan restoran tersebut, tiba-tiba dua tersangka yang mengendarai sepedamotor mendekati korban. Kemudian, tersangka merampas tas milik Maria Fransiska yang duduk di boncengan. Melihat tas miliknya berisi laptop, handphone, uang ratusan ribu rupiah dan ATM dirampok, korban langsung berteriak sehingga mengundang perhatian masyarakat sekitar. Kemudian, Saut menghentikan sepedamotornya dan berlari mengejar kedua tersangka. Namun arus lalulintas di Jln. AH Nasution dalam kondisi

Togel Marak Di Medan Perjuangan MEDAN (Waspada): Judi toto gelap (togel) STM marak di Jln. Pelita V dan Jln. Pelita VI, Kel. Sidorame Barat I, Kec. Medan Perjuangan, diduga setiap hari omsetnya penjualan mencapai Rp30 juta. Uang tersebut disetor ke markas togel STM yang dikelola oleh oknum aparat berseragam. Informasi yang diperoleh di kawasan tersebut, Senin (11/3), bisnis judi tersebut dikelola berinisial Dd dan WS. Dd bertugas menerima semua rekap togel STM, sedangkan WS menerima uang hasil penjualan togel dan kemudian disetorkan kepada big bosnya berinisial ES, oknum aparat berseragam. “Omset dari penjualan togel tersebut mencapai Rp30 juta perhari, namun kedua pengelola togel tersebut belum pernah ‘disentuh’ oleh aparat kepolisian,” sebut seorang warga di Jln. Pelita V, Kec. Medan Perjuangan. Menurut warga itu, kedua pengelola judi togel STM tersebut jarang keluar dari rumahnya dan pada hari-hari tertentu saja yakni saat hendak menyetorkan uang hasil penjualan togel kepada big bosnya. “Kami mengharap agar petugas Polresta Medan segera menangkap kedua pengelola togel STM itu karena sudah sangat meresahkan warga, apalagi banyak pemasang nomor togel tersebut berkumpul di kediaman WS Jalan Pelita V,” sebutnya. Kata dia, beberapa bulan lalu, petugas Polresta Medan melakukan razia togel di Jln. Pelita V namun gagal, bahkan mobil milik petugas dirusak. (h04)

padat, membuat tersangka kesulitan melarikan diri. Seorang tersangka yang membawa tas korban, langsung turun dari sepedamotor dan berlari meninggalkan temannya. Pada saat bersamaan, AKBP Imam Sadar, Pamen Poldasu yang sedang melintas di lokasi kejadian langsung turun dari mobilnya dan mengejar tersangka. Meski sempat terlibat perkelahian, namun AKBP Imam Sadar berhasil melumpuhkan tersangka. Sedangkan seorang tersang-

ka lagi berhasil diringkus petugas Polsek Delitua yang sedang melakukan patroli di sekitar lokasi kejadian. Tersangka terjebak kemacatan lalulintas sehingga tidak bisa melarikan diri dengan mengendarai sepedamotornya. Dalam tempo relatif singkat, massa berdatangan dan bermaksud menghajar para tersangka. Namun polisi dengan sigap mengamankan kedua tersangka dari amuk massa. Karena tidak berhasil menghajar para tersangka, massa

langsung membakar sepedamotor milik tersangka. Aksi tersebut sempat menimbulkan kemacatan arus lalulintas di sepanjang Jln. AH Nasution. Saat ditanya wartawan, korban Maria Fransiska Tambunan mengatakan, tas miliknya berisi laptop, handphone, uang ratusan ribu rupiah dan kartu ATM telah dikembalikan polisi setelah membekuk kedua perampok tersebut. Sementara itu, salah seorang tersangka yang diinterogasi polisi mengaku sudah pulu-

han kali melakukan aksi perampokan. Tidak hanya itu, mereka juga melakukan pencurian sepedamotor di beberapa tempat dan dijual ke daerah lain. Kapolsek Delitua Kompol Bakhtiar Marpaung didampingi Kanit Reskrim AKP Semion Sembiring membenarkan peristiwa tersebut. Menurutnya, petugas sedang melakukan pengembangan guna mengungkap jaringan pelaku perampokan dan pencurian sepedamotor tersebut. Penumpang Betor

Di tempat terpisah, tas milik Veni Agus Citra Br Butarbutar, 16, dirampok dua pelaku mengendarai sepedamotor Yamaha RX King di Jln. Mongonsidi Medan, Minggu (10/3) malam. Korban Veni didampingi pamannya saat mengadu di Mapolsek Medan Baru mengatakan, saat itu dia menumpang becak bermotor (betor) hendak pulang ke rumahnya di Jln. Santun, Medan. Ketika melintas di Jln. Mongonsidi, tas yang dipegangnya dirampas dua pelaku

mengendarai sepedamotor. Akibat peristiwa itu, korban menderita kerugian berupa tas berisi tiga handphone, uang Rp150.000, Kartu Tanda Mahasiswa (KTM), kartu ATM Bank Rakyat Indonesia (BRI), dan lainnya. Kapolsek Medan Baru Kompol Jean Calvijn Simanjuntak SH, SIK, MH, telah menurunkan personelnya ke Tempat Kejadian Perkara (TKP) guna melakukan penyelidikan. Hingga kini pelakunya masih diburon.(m40/m36)

Aksi Perampokan Marak

DPRD Medan Desak Polisi Tingkatkan Keamanan MEDAN (Waspada): DPRD Medan mendesak aparat kepolisian meningkatkan keamanan di Kota Medan, khususnya ruas jalan yang menjadi lintasan para wisatawan asing. Kasus tewasnya warga negara Amerika Serikat keturunan Korea dan hilangnya tas ransel milik warga negara Denmark, telah mencoreng wajah pariwisata Kota Medan. “Kita sangat malu dan khawatir wisatawan asing enggan datang ke Kota Medan, karena telah dicap sebagai kota wisata yang tidak aman,” kata Ketua Komisi A DPRD Medan Ilhamsyah kepada Waspada di Medan, Senin (11/3). Pihak kepolisian harus bekerja keras guna menekan angka kriminalitas di Kota Medan yang cenderung meningkat. Parahnya, aksi kejahatan tidak hanya terjadi pada malam hari, tetapi pada siang bolong. Hal ini memunculkan pandangan negatif bahwa pihak kepolisian tidak mampu menciptakan keamanan di Kota Medan. “Kinerja kepolisian inilah yang kita pertanyakan,” ujarnya.

Ilhamsyah meminta agar kinerja kepolisian ditingkatkan, terutama dalam menggelar patroli pada malam hari. “Ini sudah sangat meresahkan masyarakat khususnya warga negara asing,” tuturnya. Dia juga meminta pihak kepolisian untuk pro aktif menumpas kejahatan. Pihak kepolisian harus menempatkan personel di sejumlah titik tertentu. Bahkan, katanya, agar masyarakat tetap percaya kepada pihak keamanan, polisi harus memberitahukan kepada masyarakat bila berhasil mengungkap kejahatan. Ilhamsyah menilai, jaminan perlindungan dan keamanan yang sudah diberikan pihak kepolisian saat ini belum maksimal dan belum sesuai kebutuhan masyarakat. Sementara itu, Anggota Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (F-PKS) DPRD Medan Muslim MaksumYusuf, Lc berpendapat, pelaku kriminal seperti perampokan harus ditembak di tempat. Kepolisian tidak usah lagi berbasa-basi dengan kasus

kriminal seperti ini. “Bila perlu perampok tersebut ditembak di tempat,” ujarnya. Muslim menyebutkan ketegasan hukum serta kinerja penegak hukum sangat berperan dalam menekan tingginya tingkat kejahatan. Dengan pengungkapan kasus kejahatan yang dilakukan pihak kepolisian maupun vonis akhir dari pengadilan terhadap pelaku kejahatan, sangat menentukan tingkat tersebut. Dengan demikian, pengungkapan kasus kejahatan oleh kepolisian dan hukuman yang dijatuhkan pengadilan kepada pelaku kejahatan akan menjadi efek jera bagi para pelaku kejahatan lain. Muslim menyarankan kepada warga Kota Medan dan wisatawan asing, meski kepercayaan terhadap polisi sudah berkurang, namun tetap disarankan segera membuat pengaduan resmi jika menjadi korban kejahatan. “Proses hukum terhadap pelaku kejahatan akan menentukan naik atau turunnya

angka kriminalitas di daerah ini. Sebab, pelaku kejahatan lainnya akan bercermin pada pelaku kejahatan terdahulu yang mendapat tindakan tegas dari

polisi,” sebutnya. Muslim juga meminta untuk memaksimalkan kinerja polisi. “Untuk meminimalisir aksi kejahatan jalanan, pihak ke-

polisian agar lebih meningkatkan keamanan dengan melakukan patroli di sejumlah lokasi yang dianggap rawan,” tuturnya. (m30)

Waspada/Rustam Effendi

Ketua MUI Ajak Semua Pihak Terima Hasil Pilkada MEDAN (Waspada): Sehari setelah pelaksanaan Pemilukada yang memenangkan pasangan Gatot dan Tengku Erry Nuradi (GanTeng) versi hitung cepat, Gatot Pujo Nugroho bersilahturahmi dengan para ulama di Kantor Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sumut, Jumat (8/3).

Gatot mengucapkan terimakasih kepada para ulama yang menurutnya berjasa besar sehingga proses Pilkada Sumut berjalana kondusif, aman, damai dan tentram. Kehadiran Gatot di Kantor MUI Sumut disambut Ketua MUI Sumut Prof DR H Abdullah

GATOT Pujo Nugroho bersilaturahmi ke MUI Sumut.

Syah MA, Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Sumut Abdul Rahim dan para ustadz dan ustadzah. Mereka langsung menyalami Gatot sekaligus memberikan ucapan selamat atas keberhasilan Gatot dan Tengku Erry unggul dalam perolehan suara versi hitung cepat.

Waspada/Amir Syarifuddin

“Mudah-mudahan proses Pilkada ini menjadi modal bagi Sumut. Kami melihat selama proses Pemilukada berlangsung hampir tidak ada konflik horizontal. Ini bagian dari peran besar tokoh agama, tokoh adat dan budaya. Ini tentu menjadi modal untuk kebersamaan kita membangun Sumut,” ujar Gatot. Turut mendampingi Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi Sumut Jumsadi Damanik SH, MHum, Kepala Badan Kesbangpolinmas Sumut Drs Eddy Sofyan MAP, dan Kepala Biro Sosial Shakira Zandi. Ketua MUI Prof Abdullah Syah mengharapkan agar segenap umat Islam serta Ormas di Sumut dapat menerima hasil Pilkada sebaik-baiknya. “Syukur alhamdulillah, pada hari Jumat yang mulia ini kita menerima calon gubernur kita. Selamat, keberhasilan ini patut disyukuri. Umat Islam agar dapat terima hasil Pemilukada dengan sebaik-baiknya. Semua Ormas, ulama, suku bangsa, dan agama kiranya dapat menerima hasil

dengan ikhlas,” ujarnya. Dalam kesempatan itu Abdullah Syah juga mendoakan agar pemimpin terpilih nantinya dapat mengayomi seluruh masyarakat dan agama di Sumut. Dia mengharapkan agar semua Ormas, suku, dan agama menerima hasil keputusan nantinya dengan ikhlas dan bangga. Sikap legowo tersebut, menurutnya, akan menjadi contoh teladan bagi segenap pemimpin. Dalam kesempatan itu Gatot juga mengajak ulama dan jajaran Kemenag RI di Sumut dapat mensukseskan program waktu belajar dan beribadah malam hari mulai pukul 18:0021:00 bagi generasi muda. “Saya bermimpi ini menjadi gerakan massif untuk melahirkan generasi muda yang berhati Mekkah namun juga berotak Jerman. Mari kita aktifkan kembali masjid sebagai tempat beribadah dan belajar anak-anak sebagai bagian dari investasi dan kaderisasi pemimpin Sumut ke depan,” sebut Gatot.(m28)

WARGA melintas di depan bangunan ruko tanpa plank SIMB di persimpangan jalan kawasan Pasar V, Kel. Paya Pasir Kec. Medan Marelan, Senin (11/3).

Tiga Bangunan Ruko Tanpa SIMB Di Marelan BELAWAN (Waspada): Pembangunan tiga unit rumah toko (Ruko) di persimpangan Pasar V, Kel. Paya Pasir, Kec. Medan Marelan, diduga tidak memilik surat izin mendirikan bangunan (SIMB) sebagaimana diatur dalam Perda Kota Medan No: 09 tahun 2002 tetang Izin Mendirikan Banguan. Pantauan Waspada, Senin (11/3), bangunan yang disebut milik Akuang itu telah dikerjakan selama sebulan dan berdiri tanpa plang SIMB di sekitar bangunan. Aktivitas buruh bangunan tetap berlangsung hingga pembangunannya sudah hampir rampung 70 persen. Padahal bangunan itu tiap hari bisa dilihat pejabat Kecamatan Medan Marelan karena letaknya dipersimpang jalan yang dilalui mereka. Menyikapi hal itu, Ketua KNPI Medan Marelan Azman dengan tegas meminta semua pihak untuk menertibkan bangunan itu. Pihaknya sangat kecewa dengan sikat dan kinerja petugas kecamatan yang telah membiarkan bangunan itu berdiri tanpa plank SIMB. “Jika memang bermasalah, bangunan itu harus dibongkar. Agar ketahuan siapa yang bermain dibelakangnya,” sebutnya. Disebutkan Azman, jika hal itu dibiarkan maka Pemko Medan akan sangat dirugikan dari sisi PAD. “Kita sangat kecewa dibiarkan begitu saja

bangunan itu, kita minta pihak kecamatan Medan Marelan menyurati Satpol PP untuk membongkar bangunan itu,” kata dia. Lurah Paya Pasir Samsul Bahri Nasution saat dikonfirmasi melalui telepon mengatakan, pihaknya sudah pernah mengecek bangunan itu dan pemilik bangunan Akuang mengaku sudah mengurus SIMB bangunannya. “Namun sampai sekarang, dia belum bisa menunjukkan foto copy SIMBnya,” ujarnya. Disinggung tentang batas rolen bangunan yang diduga dilanggar, Samsul mengatakan, pihaknya akan membongkar bangunan milik Akuang itu jika nanti setelah diukur ternyata tidak sampai sepanjang 10 meter. “Kemarin baru kepling yang mengukur batas rolennya dan kalau nanti kita ukur ulang ternyata tidak cocok, maka akan kita bongkar,” tuturnya. Sebelumnya pada rapat internal Komisi D DPRD Medan yang dihadiri seluruh anggota dewan dari masing-masing fraksi yakni Fraksi Partai Demokrat, PKS, PDI-P, Golkar, PAN, PDS, PPP, dan Fraksi Medan Bersatu terungkap sekitar 60 persen bangunan di Kota Medan, tidak memiliki SIMB. Kalau pun ada izinnya, banyak yang melanggar dan tidak sesuai dengan izin peruntukannya. (h03)


Medan Metropolitan

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

A5

Soal Uang Rp300 Juta Untuk Pembangunan Masjid Raudhatul Islam

Wali Kota Janji Salurkan Bantuan PT Jatimasindo MEDAN (Waspada): Wali Kota Medan Rahudman Harahap berjanji segera menyalurkan bantuan PT. Jatimasindo sebesar Rp300 juta untuk pembangunan kembali Masjid Raudhatul Islam di Jln. Yos Sudarso, Kel Silalas, Kec. Medan Barat.

“Dalam minggu ini, uang Rp300 juta segera diserahkan kepada panitia pembangunan kembali Masjid Raudhatul Islam,” kata Wali Kota Medan Rahudman Harahap saat dikonfirmasi Waspada, Senin (11/3), terkait pelaksanaan pembangunan kembali Masjid Raudhatul Islam.

Jadwal Penerbangan Di Bandara Polonia No. Penerbangan Ke Flight

Pukul

Tiba Dari

Flight

GARUDA INDONESIA 1 Jakarta GA-181 2 Jakarta GA-183 3 Jakarta GA-185 4 Jakarta GA-187 5 Jakarta GA-189 6 Jakarta GA-191 7 Jakarta GA-193 8 Jakarta GA-147 9 Jakarta GA-195 10 Banda Aceh GA-142 11 Banda Aceh GA-14.6

05.20 08.45 10.30 11.55 14.10 15.55 17.55 18.45 19.55 09.45 14.50

Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Banda Aceh Banda Aceh

GA-180 GA-182 GA-184 GA-186 GA-146 GA-188 GA-190 GA-192 GA-196 GA-143 GA-147

08.00 09.45 11.10 13.20 14.20 15.10 17.10 19.10 22.00 12.25 17.55

CITILINK 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Batam 5 Batam

8.40 18.50 20.05 10.00 14.20

Jakarta Jakarta Jakarta Batam Batam

QG-830 QG-832 QG-834 QG -881 QG-883

08.05 09.05 09.35 13.15 17.55

QG-831 QG-833 QG-835 QG-880 QG-882

Pukul

AIR ASIA 1 Kuala Lumpur QZ-8050 06.05 2 Kuala Lumpur QZ- 8054 11.20 3 Kuala Lumpur AK- 1351 08.00 4 Kuala Lumpur AK-1355 17.25 5 Penang QZ-8072 10.40 6 Penang AK-5837 18.30 7 Kuala Lumpur AK-1357 21.25 8 Baangkook QZ-8084 17.00 9 Bandung QZ-7987 08.25 10 Surabaya QZ-7611 11.35 11 Bandung QZ-7981 17.10 12 Banda Aceh QZ-8022 11.00 13 Pekanbaru QZ-8028 07.00 Selasa, Kamis, Sabtu

Kuala Lumpur QZ-8051 Kuala Lumpur QZ-8055 Kuala Lumpur AK-1350 Kuala Lumpur AK-1354 Penang QZ-8073 Penang AK-5836 Kuala Lumpur AK-1356 Bangkok (2,4,6) QZ-8085 Bandung QZ-7986 Surabaya QZ-7610 Bandung QZ-7980 Banda Aceh QZ-8023 Pekanbaru QZ-8029 Selasa, Kamis, Sabtu

08.30 10.55 07.35 17.00 16.30 18.15 21.05 29.55 05.35 11.10 19.55 13.20 10.30

LION AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Jakarta 5 Jakarta 6 Jakarta 7 Jakarta 8. Jakarta 9 Jakarta 10 Jakarta 11 Jakarta 12 Jakarta 13 Jakarta 14 Penang 15 Penang 16 Jakarta 17 Jakarta 18 Jakarta 19 Jakarta 20 Jakarta 21 Surabaya 22 Surabaya 23 Banda Aceh 24 Jakarta

JT- 211 JT- 381 JT- 397 JT- 207 JT- 301 JT- 395 JT- 303 JT- 215 JT-201 JT- 387 JT-399 JT-383 JT-385 JT-1282 JT-1288 JT-205 JT-203 JT-219 JT-309 JT-209 JT-0970 JT-972 JT-396 JT-305

0545 06.45 07.50 08.40 10.00 11.00 11.50 12.25 12.50 13.50 15.20 15.50 17.00 08.05 13.35 2010 18.00 20.40 19.10 21.00 07.00 12.55 12.15 18.30

Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Penang Penang Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Surabaya Surabaya Banda Aceh Jakarta

JT-380 JT-300 JT-394 JT-302 JT-214 JT-200 JT-204 JT-398 JT-382 JT-384 JT-202 JT-212 JT-396 JT-1283 JT-1289 JT-206 JT-208 JT-386 JT-308 JT-218 JT-971 JT-973 JT-397 JT-210

08.20 09.20 10.20 11.10 11.40 12.10 13.10 14.40 15.10 16.20 17.20 17.50 19.45 10.25 15.55 9.20 18.25. 21.05 22.20 23.20 12.15 16.00 07.05 07.20

MALAYSIA 1 Kuala Lumpur 2 Kuala Lumpur

MH-861 MH-865

09.40 15.45

Kuala Lumpur Kuala Lumpur

MH-860 MH-864

08.50 15.00

SILK AIR 1 Singapura 2 Singapura

MI-233 MI-237

08.40 20.35

Singapura Singapura

MI-232 MI-238

07.50 19.50

VALUAIR 1 Singapura (2.4,7) VF-282 2 Singapura (1,3,6) VF-284

11.45 17.55

Singapura (2.4.7) VF-281 Singapura (1,3,6) VF-283

11.05 17.15

SRIWIJAYA AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Batam 4 Pekanbaru 5 Pekanbaru 6 Banda Aceh 7 Penang 8 Padang

SJ-015 SJ-011 SJ-035 SJ-043 SJ-041 SJ-010 SJ-102 SJ-021

13.25 15.55 16.50 10.20 17.20 12.50 07.20 16.00

Jakarta Jakarta Batam Pekanbaru Pekanbaru Banda Aceh Penang Padang

SJ-010 SJ-016 SJ-034 SJ-042 SJ-040 SJ-011 SJ-103 SJ-020

11.00 16.20 14.55 11.50 15.45 14.20 09.50 14.10

FIRE FLY 1 Subang 2 Penang 3. Penang

FY -3413 FY- 3403 FY- 3407

14.35 10.55 18.20

Subang Penang Penang

FY-3412 FY-3402 FY-3406

14.05 10.35 17.55

07.30 11.45 18.50

Singapura Jakarta Jakarta

RI-862 RI-093 RI-097

08.00 12.00 19.30

MANDALA AIRLINE 1 Jakarta RI-092 2 Singapura RI-861 3. Jakarta RI-096

Jadwal Perjalanan Kereta Api No KA

Nama KA

U.2 Sri Bilah U.4 Sri Bilah U.6 Sri Bilah U.8 Sri Bilah U.1 Sri Bilah U.3 Sri Bilah U.5 Sri Bilah U.7 Sri Bilah U.10 Sri Bilah U.12 Sri Bilah U.9 Sri Bilah U.11 Sri Bilah U.14 Putri Deli U.16 Putri Deli U.18 Putri Deli U.13 Putri Deli U.15 Putri Deli U.17 Putri Deli U.22 Siantar Ekspres U.21 Siantar Ekspres PLB 7000 Sri Lelawangsa PLB 7002 Sri Lelawangsa PLB 7004 Sri Lelawangsa PLB 7008 Sri Lelawangsa PLB 7010 Sri Lelawangsa PLB 7012 Sri Lelawangsa PLB 7001 Sri Lelawangsa PLB 7003 Sri Lelawangsa PLB 700 Sri Lelawangsa PLB 7009 Sri Lelawangsa PLB 7011 Sri Lelawangsa PLB 7012 Sri Lelawangsa

Kelas

Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Eks/Bisnis Bisnis Bisnis Bisnis Bisnis Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi Ekonomi

Dari

Tujuan

Berangkat Datang

Medan Medan Medan Medan Rantau Prapat Rantau Prapat Rantau Prapat Rantau Prapat Medan Medan Binjai Binjai Medan Medan Medan Tanjung Balai Tanjung Balai Tanjung Balai Medan Siantar Medan Medan Medan Medan Medan Medan Tebing Tinggi Binjai Binjai Binjai Binjai Binjai

Rantau Prapat Rantau Prapat Rantau Prapat Rantau Prapat Medan Medan Medan Medan Binjai Binjai Medan Medan Tanjung Balai Tanjung Balai Tanjung Balai Medan Medan Medan Siantar Medan Tebing Tinggi Binjai Binjai Binjai Binjai Binjai Medan Medan Medan Medan Medan Medan

08.00 10.30 15.00 22.50 08.05 14.35 16.55 23.25 04.50 20.15 09.20 21.40 06.50 12.50 17.10 07.15 11.55 19.25 11.25 07.00 18.00 07.30 05.00 09.50 12.15 14.40 05.20 08.55 06.30 11.00 13.30 15.50

13.16 15.31 20.18 03.34 13.12 19.49 21.50 04.21 05.42 21.07 10.12 22.32 11.17 17.27 22.15 11.54 16.28 22.47 14.50 10.45 20.04 08.22 05.52 10.42 13.07 15.32 07.22 09.47 07.22 11.52 14.22 16.42

�Informasi��Pemesanan��-Stasiun���KA��Medan��(061)�4514114,��-Stasiun��KA���R.�Prapat�(0624)�21617.

Namun,Wali Kota tidak menyebutkan kapan jadwal pastinya penyerahan uang tersebut. “Pokoknya, dalam minggu ini juga uang bantuan dari pihak pengembang akan kita serahkan, pembangunannya hanya satu lantai,” ujarnya singkat. Sementara itu, Ketua Aliansi Ormas Islam Sumatera Utara Pembela Masjid Drs Leo Imsar Adnans sangat mengharapkan kebijakanWali Kota untuk segera menyerahkan dana bantuan awal tersebut, agar pembangunan kembali Masjid Raudhatul

Islam segera dilakukan. “Panitia pembangunan masjid kapan saja siap bila diundang untuk menerima dana bantuan tersebut,” ujar Leo Imsar seraya menyebutkan, pihaknya juga sudah menyerahkan susunan panitia pembangunan kembali Masjid Raudhatul Islam bahkan sudah diaktenotariskan. Namun, kata dia, pihaknya juga menagih janji Wali Kota Medan secara pribadi dan atas nama Pemko Medan, sebab pada acara peletakan batu perta-

ma tersebut, Rahudman Harahap berjanji akan memberi bantuan dana kepada panitia pembangunan masjid tersebut. Untuk mempercepat pembangunan kembali masjid tersebut, panitia pembangunan masjid juga telah membuka nomor rekening di Bank BNI USU dengan no rek 0287514316 atas

nama Panitia Pembangunan Masjid Raudhatul Islam. “Para donatur maupun dermawan muslim yang ingin memberikan bantuan/donasinya silakan mengirimkannya via Bank BNI USU no rek 028751 4316 atas nama Panitia Pembangunan Masjid Raudhatul Islam,” sebut Leo Imsar. (h04/m50)

Dok Waspada

Soal Mess TNI AL Di Jln. Jawa

Pejabat PT KAI Bungkam MEDAN (Waspada): Pejabat PT Kereta Api Indonesia (KAI) Divre I Sumut bungkam saat ditanya Waspada soal keberadaan bangunan permanen bertulisan mess TNI – AL di Jln. Jawa, Medan. Padahal, selama ini lahan pertapakan bangunan tersebut diklaim sebagai milik PT. KAI. Bahkan, di lokasi itu terdapat plang bertulisan Parkir PT. Kereta Api (Persero) Divre I Sumut. Informasi yang diperoleh Waspada di lapangan, Senin (11/ 3), bangunan tersebut sudah berdiri sebelum pelaksanaan Pilgubsu. Disebut-sebut, mess TNI-AL ini hanya difungsikan untuk membantu pengamanan kegiatan Pilgubsu pada 7 Maret 2013. Manajer Humas PT KAI Divre I Sumut Rapino Situmorang saat dikonfirmasi Waspada enggan berkomentar. “Mohon maaf, kami tidak ada informasi mengenai mess TNI-AL di Jln. Jawa Medan,” ujarnya melalui pesan singkat. Saat ditanya lagi, Humas PT KAI Divre I Sumut ini juga menyampaikan permohonan maaf. Dia mengaku sedang mengikuti rapat dengan sejumlah anggota DPRDSU di Bandara Kualanamu. Di tempat terpisah, Kadispen Lantamal I Mayor (Mar) H. Sinuhaji mengatakan, pihaknya tidak tahu tentang adanya pembangunan mess TNI-AL di Jln. Jawa. Sedangkan penempatan sejumlah pasukan Marinir di mess tersebut, dalam kaitan pengamanan pelaksanaan Pilgubsu. “Jadi penempatan pasukan di situ hanya untuk keperluan Pilkada. Kalau semua tahapan Pilkada sudah selesai, mereka akan ditarik,” katanya. Hal yang sama dikatakan Danyonmarhanlan I Belawan Mayor (Mar) Agung Setawan. Komandan Yon Marinir Belawan itu mengaku penempatan anggotanya di mess tersebut berdasarkan perintah pimpinan. “Daripada mereka tinggal di bawah tenda, kan lebih bagus di mess itu. Mengenai pembangunannya, tanya pimpinan saja,” katanya saat dihubungi Waspada, beberapa hari lalu. (m32/h03)

PN Medan Sepi Sidang Waspada/Arianda Tanjung

BANGUNAN permanen bertulisan Mess TNI AL dibangun di sebidang tanah kawasan Jln. Jawa, Medan. Selama ini, tanah tersebut diklaim sebagai milik PT. KAI Divre I Sumut. Foto diambil Sabtu (9/3).

45 Wanita Pengidap Kanker Payudara Dirawat Di RSUPM MEDAN (Waspada): Para perempuan diminta untuk mewaspadai kanker payudara sejak dini. Sebab, berdasarkan data RSU dr Pirngadi Medan (RSPM), sejak Januari hingga Februari 2013, sudah lebih dari 45 orang pasien penderita kanker payudara yang dirawat. Dari jumlah tersebut, sekitar tiga orang pasien meninggal dunia. Pasien-pasien ini datang dari beberapa wilayah Sumatera Utara (Sumut) di antaranya Medan, Tapanuli Selatan, Deliserdang, Tapanuli Utara, Tebing Tinggi, Langkat, Pematangsiantar, Asahan, Aceh Tengah, Dairi, Padang Lawas Utara, dan Aceh Tamiang. “Dari jumlah ini, pasien paling banyak datang dari kota Medan. Memang tidak semua yang datang dengan keluhan kanker payudara ganas. Beberapa di antaranya, masih kanker

ringan dan bisa diobati dan belum menyerang bagian payudara lainnya,” kata Humas RSPM Edison Perangin-angin SH, Mkes, kepada Waspada, Senin (11/3). Disarankannya, untuk perempuan yang merasakan ada kelainan atau benjolan di payudara, harus segera memeriksakan diri ke dokter, terutama dengan usia sekitar 35 tahun. Sehingga penyakit ini bisa dicegah sejak dini. Salah seorang pasien kanker payudara Is, 30, warga Medan, mengaku mengalami benjolan di payudara kanannya, sejak dua tahun lalu. Namun karena awalnya dianggap tidak berbahaya, dia tidak terlalu khawatir. “Seiring waktu, sekarang mulai sakit di bagian kiri lengan dan menjalar ke pinggang. Karena itu saya memeriksakan diri ke RS Pirngadi ini untuk mendapatkan pengobatan. Kini sudah

dioperasi dan rasanya semakin baik. Mudah-mudah bisa cepat pulang,” tuturnya. Sementara itu, Dokter Patologi Anatomi Delyuzar menuturkan, kanker merupakan penyakit yang ditandai dengan kelainan siklus sel khas yang menimbulkan kemampuan sel untuk tumbuh tidak terkendali, menyerang jaringan biologis, termasuk kanker payudara. “Kanker dapat menyebabkan banyak gejala yang berbeda, bergantung pada lokasi dan karakter keganasan. Diagnosis biasanya membutuhkan pemeriksaan mikroskopik jaringan yang diperoleh dengan biopsi,” katanya. Kanker dapat dirawat dan disembuhkan, terutama bila perawatan dimulai sejak awal. Jika makin cepat diketahui, maka bisa disembuhkan. Namun sayangnya, banyak pasien

baru mengetahui kalau dirinya kanker sudah masuk stadium 3 atau 4. Padahal kalau sudah stadium tersebut, tahap kesembuhannya sulit. Kata dia, kanker menjadi salah satu penyakit penyumbang kematian terbesar di Indonesia. Penyebabnya beragam, mulai pola hidup yang tidak sehat, merokok atau pola makan yang tidak sehat. Makanan yang mengandung bahan kimia juga menyebabkan kanker dan banyak pula lainnya yang dicurigai sebagai penyebab kanker. Ditambahkannya, ada beberapa jenis pengobatan kanker yakni kemoterapi, menggunakan alat radiologi atau penyinaran dan operasi atau bedah. “Ini tergantung jenis kanker nya. Dokternya lahyangmemutuskanapakahdia dioperasi, di kemoterapi atau di radioterapi,” sebutnya. (h02)

MEDAN (Waspada): Menjelang Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1935, suasana persidangan di Pengadilan Negeri (PN) Medan, Senin (11/3), terlihat sepi. Tak seperti biasanya, para tahanan/terdakwa maupun pengunjung lainnya yang kerap datang di atas pukul 11:00 WIB. Begitu juga persidangan perkara-perkara perdata sepi dari aktifitas, tidak seperti hari sebelumnya. Humas PN Medan Nelson Japasar Marbun yang ditemui di ruang kerjanya mengatakan, menjelang hari libur atau tanggal merah yang jatuh pada hari Selasa, sebahagian hakim cuti. Namun ada juga hakim yang mengambil izin. Namun, kata Nelson, secara keseluruhan hal itu tidak mengganggu proses berlangsungnya persidangan.”Secara keseluruhan tidak menggangu proses persidangan karena sudah di setting sebelumnya persidangan yang jadwalnya Senin diundur atau diganti dengan hari Rabu. Setting di sini bukan artian negatif. Kita bisa maklumi itu karena mereka (hakim) mengunjungi keluarga mereka,” ujarnya. Nelson pun mengatakan, meski sebagian hakim cuti atau izin, namun hal itu tidak terjadi pada bagian administrasi. Di mana masyarakat yang mengajukan permohonan atau gugatan, tetap akan diterima dan dilayani. “Sebagian hakim bisa kita maklumi karena mereka berpisah dengan keluarga. Di setting itu tergantung majelis hakim menjadwalkan persidangan pada hari sebelumnya dan itu kan diberitahu dipersidangan, sehingga tidak menggangu persidangan pada hari selanjutnya,” sebutnya. Pantauan wartawan, tahanan/terdakwa baru datang ke PN Medan diantar mobil tahanan sekitar pukul 11:46 WIB. Menurut seorang pengawal tahanan, pihaknya hanya membawa 60-an tahanan. Jauh berbeda pada hari-hari biasa, di mana tahanan yang datang bersidang bisa mencapai 100-200 orang. Namun, persidangan tak serta-merta dapat berlangsung. Hal itu karena Jaksa Penuntut Umum (JPU) belum kelihatan. Akibatnya, para tahanan terpaksa menunggu di dalam sel sementara PN Medan, menunggu jaksa. (m38)

Pengobatan Penderita Kelainan Hati Terkendala Biaya Dompet Dhuafa Peduli Umat Waspada Ajak Pembaca Bantu Nyfara MEDAN (Waspada): Nyfara Salsabila Siregar, 6 bulan, menderita penyakit atresia bilier (kelainan hati) sejak lahir. Orangtuanya butuh dana sebesar Rp1,5 miliar untuk operasi transplantasi hati. Kini, Nyfara harus mengkonsumsi sembilan jenis obat setiap hari demi kelangsungan hidupnya. Saat ini, kondisi Nyfara cukup memprihatinkan. Perutnya membesar dan seluruh tubuhnya menguning. Padahal, Nyfara lahir normal dengan berat 3,1 kg di RSI Malahayati Medan pada Agustus 2012. Tidak ada gejala penyakit itu mengidap ditubuhnya. Namun, saat akan ditimbang pada awal September 2012, bidan dan dokter di Klinik Ananda Jln. PWS Medan merasakan keanehan dalam tubuh balita ini. “Dalam satu bulan, berat badan Nyfara hanya naik 0,5 kg. Bidan dan dokter sempat bingung. Mereka bilang, mungkin kurang minum atau susu ibunya yang mungkin kurang bagus. Mereka menganjurkan agar Nyfara diberikan susu formula,” ujar ayah Nyfara, Fajri didampingi ibunya Wenny Feblisya di rumahnya Jln. Utomo No. 6 Medan, Rabu (27/2). Bulan demi bulan, penyakit itu mulai muncul dengan gejala tubuh menguning. Pihak keluarga mengira, Nyfara kurang kena sinar matahari pagi. Selanjutnya pihak keluarga Nyfara berjemur setiap pagi. “Namun tidak ada perubahan juga. Lalu kami bawa ke dokter spesialis anak, kotoran Nyfara pun diperiksa. Dokter itu langsung menyarankan agar Nyfara dibawa keluar negeri. Karena di sini belum ada yang mampu menanganinya,” jelas dia. Dua hari setelah itu, kedua orangtuanya langsung membawa

Nyfara ke salah satu rumah sakit di Penang, Malaysia. Setelah diperiksa, dinyatakan 80 persen penyakit atresia bilier. Mendengar hasil diagnosa ini, Fajri dan istri menjadi panik. Namun, dokter menyatakan masih ada kesempatan untuk mempertahankan 20 persen lagi. “Dokter yang menangani hanya memberi jaminan 50 persen untuk keberhasilan operasinya. Saya sebagai orangtua mengambil keputusan operasi tersebut daripada membiarkan anak kami sekarat. Tapi ternyata, operasi yang dilakukan pada 21 September 2012 yang menghabiskan dana sekitar Rp60 juta tersebut gagal,” terangnya. Sudah hampir enam bulan pasca operasi, tubuh Nyfara masih menguning. Hemoglobin (sel darah merah) dan albumin (protein) ditubuhnya rendah sehingga harus dilakukan transfusi darah. Sekarang pihak keluarga berusaha mengumpulkan dana demi kesembuhan Nyfara. “Teman-teman membantu saya mengumpulkan dana untuk penyembuhan Nyfara. Saya ingin anak saya bisa sembuh. Semoga dana tersebut bisa terkumpul,” jelasnya. Bantu Nyfara Sementara itu, Dompet Dhuafa Peduli Umat Waspada mengajak pembaca Harian Waspada membantu bocah malang tersebut. Bagi para pembaca yang ingin mendonasikan dananya bisa ditransfer ke rekening Bank Mandiri 106.0002203803 atau datang ke kantor Dompet Dhuafa Peduli Umat Waspada Jln. Letjen Soeprapto No. 1 Medan. Informasi lebih lanjut hubungi 0614511936. (h02)

Waspada/Mursal AI


Medan Metropolitan Cuaca Panas, Waspadai Radang Tenggorokan

A6

WASPADA

Selasa 12 Maret 2013

Sat Sabhara Polresta Medan Tangkap Lima Tersangka Narkoba

MEDAN (Waspada): Selama 41 hari, Sat Sabhara Polresta Medan mengungkap kasus narkoba dengan lima tersangka dalam penyergapan secara berbeda. “Para tersangka bersama barang buktinya diserahkan ke Polsek dan Sat Narkoba Polresta Medan,” kata Kasat Sabhara Polresta Medan Kompol Tris Lesmana Zeviansyah SH, SIK, MH, kepada Waspada, Minggu (10/3) malam. Tris Lesmana didampingi Kaur Bin Ops Sat Sabhara Polresta Medan Ipda Enan S SH, dan stafnya Aiptu Marthin Sembiring SH mengatakan, para tersangka itu ditangkap tim khusus (timsus) Sat Sabhara Polresta Medan yang sedang melakukan patrol. Sebelumnya, timsus menerima informasi dari masyarakat melalui Call Center Sat Sabhara Polresta Medan. Para tersangka kasus narkoba yang ditangkap yakni, IG, 40, penduduk Jln. HM Yusuf, Kel. Mardeka, IN, 32, warga Desa Jarommah Me, Gandapura, dan F, 43, warga Dusun Rayeuk Mud, Bireuen Meunasah Reuleut. Ketiganya yang mengendarai mobil Avanza warna hitam ditangkap di bundaran Majestik Jln. Gatot Subroto Medan. Dari mereka disita barang bukti 189 butir ekstasi, alat isap sabu, alat cetak ekstasi, uang jutaan rupiah, dan lainnya. Sementara tersangka AR, warga Jln. Badur Gang APH Medan, ditangkap dari bawah jembatan Jln. Palang Merah. Dari tersangka disita barang bukti satu bungkus ganja. Untuk pengusutan lebih lanjut keempat tersangka diserahkan ke Sat Narkoba Polresta Medan. Sedangkan tersangka BS, warga Lorong VI Veteran, Kel. Bagandeli, Kec. Medan Marelan ditangkap di Jln. Kapten Maulana Lubis dekat SPBU. Dari BS disita barang bukti bong alat isap narkoba, kunci leter T, sepedamotor Yamaha Mio BK 4831 CAN, sepasang plat BK 5528 MF. Selesai menjalani pemeriksaan, tersangka BS bersama barang buktinya diserahkan ke Polsek Medan Baru untuk pengembangan. Geng kereta Selain itu, Timsus Sat Sabhara Polresta Medan menangkap dua pelajar SMP diduga anggota geng kereta, di Jln. Putri Hijau Medan. Keduanya berinisial A, penduduk Jln. Kapten Muslim, dan D, penduduk Jln. PasarVII Helvetia. Dari keduanya disita barang bukti sepedamotor Honda Supra X BK 5245 KY. Untuk pengusutan lebih lanjut keduanya bersama sepedamotornya diserahkan ke Polsek Medan Barat. Menurut Kompol Tris Lesmana, keduanya ditangkap saat petugas Sat Sabhara melakukan patroli mengantisipasi aksi kejahatan jalanan, pencurian sepedamotor, geng kereta, dan lainnya. Setiba di Jln. Putri Hijau Medan melihat gerombolan sepedamotor diperkirakan berjumlah 30 melintas dan tidak mematuhi peraturan lalulintas. Petugas langsung melakukan pengejaran dan menangkap kedua pelajar SMP tersebut. (m36)

07.00 Dahsyat 09.00 Sinema Pagi 11:00 Infotainment : INTENS 12:00 Seputar Indonesia Siang 12:30 X Factor Indonesia 14.00 Cek & Ricek 14.30 Silet 15.30 Layar Drama : Hanya Kamu 16.30 Seputar Indonesia 17.00 Yang Muda Yang Bercinta 18.30 Cinta 7 Susun 19.30 Layar Drama Indonesia Tukang Bubur Naik Haji 21.00 Berkah 22.30 Mega Sinema RCTI

CATATAN

07:00 Inbox 09:00 Liputan 6 Terkini 09:03 Halo Selebriti 10.00 SCTV FTV 12.00 Liputan 6 Siang 12.30 SCTV FTV 14.30 Eat Bulaga Indonesia 16.00 Liputan 6 Terkini 16.03 Eat Bulaga 16.30 Liputan 6 Petang 17.00 Love In Paris 18.00 Si Biang Kerok Cilik 19.30 Cinta Rock Star 21.30 Ustad Fotocopy 22.30 Liputan 6 Terkini 22.33 SCTV FTV Utama

MEDAN (Waspada): Cuaca panas yang melanda Kota Medan beberapa hari ini, menimbulkan polusi udara dan intensitas debu di jalanan meningkat. Debu-debu itu diduga mengandung virus dan bakteri, jika masuk dalam tenggorokan melalui udara menyebabkan iritasi atau radang tenggorokan. “Cuaca panas menimbulkan polusi udara dan intensitas debu menjadi meningkat. Jika debu-debu yang mengandung bakteri atau virus masuk ke dalam tenggorokan dapat menye-

babkan radang tenggorokan,” kata Dokter Spesialis Telinga Hidung Tenggorokan Prof DR Dr Delfitri Munir Sp-THT, KL (foto) kepada Waspada, Senin (11/3). Radang tenggorokan ini penyakit yang paling sering dialami manusia. Bahkan semua orang pernah menderita penyakit radang tenggorokan. Radang tenggorokan adalah terjadinya pembengkakan pada dinding tenggorokan yang mana pada saat menelan akan terasa sakit. “Karena tenggorokan itu sering terpapar udara yang masuk dari mulut maupun hidung. Tiap hari ada orang yang datang

ke rumah sakit ataupun puskesmas dengan keluhan ini, karena kalau udara panas dan kering salah satu pemicunya,” ujar Delfitri yang juga Ketua Komite Daerah Penanggulangan Gangguan Pendengaran dan Ketulian Sumut. Kata dia, ciri-ciri radang tenggorokan antara lain ada perasaan tidak enak di mulut, sakit saat menelan, suara terkadang menjadi serak, beberapa kasus mengalami demam. “Dan gejala-gejala itu nantinya bisa menimbulkan batuk,” tuturnya. Menurut dia, saat cuaca panas, makanan berminyak semacam gorengan dan minuman

es sebaiknya dihindari. “Kedua jenis makanan dan minuman itu sebaiknya dihindari. Sebab, gorengan dan es juga bisa menyebabkan iritasi dan infeksi pada tenggorokan,” sebutnya. Disarankannya, pada cuaca panas harus memperbanyak minum air putih dan konsumsi buah dan sayur, terutama buah dan sayur yang mengandung vitamin C. Selain untuk mengobati sakit tenggorokan, vitamin C juga berguna untuk meningkatkan kekebalan tubuh terhadap serangan penyakit flu dan batuk. “Perbanyak minum air putih dan konsumsi buah-bua-

han. Kalau cuaca panas sebaiknya memakai penutup atau masker kalau mau keluar rumah. Tapi sebaiknya, kalau cuaca panas jangan keluar dari rumah,” katanya. Sementara itu, Konsultan Penyakit Tropik dan Infeksi DR dr Umar Zein DTM&H, Sp.PD, KPTI mengatakan, cuaca panas juga bisa menyebabkan infeksi saluran pernafasan. Dia berpendapat, ada lima kelompok yang rentan terserang ISPA pada cuaca panas ini. Di antaranya, ibu hamil, usia lanjut, bayi, balita, serta orang dengan penyakit kronik. “Penyakit ISPA merupakan

penyakit yang terbanyak dan paling cepat didiagnosa. Tetapi, jika daya tahan tubuh kuat, tidak mudah terserang ISPA,” tutur Umar. (h02)

Banyak Nelayan Malaysia Curi Ikan Di Perairan Indonesia BELAWAN (Waspada): Cukup banyak jumlah kapal ikan Malaysia yang mencuri ikan di perairan Indonesia umumnya atau Sumut khususnya. Namun, petugas pengawas perikanan dan instansi terkaitnya tidak mampu bertindak dan terkesan main mata. Hal itu dikatakan Ketua HNSI Kota Medan Julfahri Siagian menanggapi ditangkapnya dua kapal Malaysia oleh kapal Patroli Hiu 06 milik Pengawas

07.30 - Serial Pilihan 09.00 - Serial Pilihan 10:00 - Kisah Unggulan 11:30 - Lintas Siang 12:00 - Layar Kemilau 13.30 - I Drama 15:00 - Diantara Kita 15:30 - Lintas Petang 16:00 - Animasi Spesial 18:00 – Somad 21.00 - Raden Kian Santang 22:00 - Berbagi Cinta 23:00 - Intermezzo 00:00 - Sidik 00:30 - Lintas Malam

Sumber Daya Kelautan Perikanan karena mencuri ikan di perairan Sumut, Senin (11/3). “Yang ditangkap ini belum ada apa-apanya jika dibanding dengan jumlah kapal ikan Malaysia yang sekarang mencuri di perairan kita,” kata Julfahri. Saat ini kedua kapal berbendera Malaysia yakni PKFB 1597 dan KHF 1959 bersama semua krunya warga negara Thailand dan Myanmar ditahan dan ditambat di dermaga Gudang

07:30 Perempuan Hebat 08:00 Selebrity Punya Cerita 08.30 Seleb On Seleb 10:00 Drama Korea 11:30 Topik Siang 12:00 Klik ! 13.30 Bulepotan 14:00 Tom & Jerry 14:30 Chotta Bheem 15.00 Tom & Jerry 15.30 Chotta Bheem 16.00 Mr Bean 16:30 Suka Sama Nizam 17:30 Topik Petang 18.00 Pesbukers 19:30 Catatan Si Olga 20.30 Drama Korea 21:30 Mel’s Update 22.30 Mata Lensa 23:30 Cakrawala

Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuan

KUD Gabion Belawan, untuk keperluan proses hukum selanjutnya. Menurut Julfahri, lemah dan kurangnya tindakan tegas dari semua instansi yang mengawal perairan Indonesia, membuat kapal nelayan Malaysia berani atau tidak takut untuk mencuri ikan di perairan Sumut. “Apalagi, kapal nelayan Malaysia itu mendapat pengawalan dari kapal patroli mereka,” ujarnya. Sedikitnya jumlah kapal

07:00 KISS Pagi 08:00 FTV Pagi 10:00 FTV Siang 12:00 Patroli 12:30 Sinema Drama Indonesia 14:30 Kiss Sore 16.00 Kata Hati 16:30 Fokus 17.00 Kapten Ali 18:00 Sinetron 19.00 Hati Hati Dengan Hati 20:00 Sinema Unggulan 22:00 Sinema Unggulan

07:30 Ranking 1 08:30 Sinema Pagi Indonesia 10:30 Moccachino 11:00 Insert Siang 12:00 Bioskop Indonesia 14:00 Reportase Siang 14:30 Sketsa 15:45 Show Imah 16:45 Reportase Sore 17:15 Insert Investigasi 18:00 Ethnic Runaway 19:00 Tahan Tawa 20:00 Bioskop Trans TV 22:00 Bioskop Trans TV

tangkapan PSDKP menimbulkan pertanyaan di nelayan, kemana semua anggaran patroli yang telah digunakan. “Kami berharap KPK memeriksa penggunaan anggaran patroli PSDKP, karena jika dibanding dengan hasil tangkapannya tidak sebanding. Padahal anggaran untuk patroli sangat banyak,” tutur Julfahri. Hal yang sama dikatakan Udin, nelayan Belawan. Setiap hari jumlah kapal asing yang

07:30 Ranking 1 08.30 Sinema Pagi 10:00 Moccachino 11.00 Insert Siang 12:00 Bioskop Indonesia 14:00 Reportase Siang 14.30 Sketsa 15.45 Show Imah 16:45 Reportase Sore 17:15 Insert Investigasi 18:15 Comedy Project 19:00 Tahan Tawa 20:00 Bioskop Trans TV Spesial 22.00 Bioskop Trans TV 00.00 Reportase Malam 00.30 Bioskop Trans TV

mencari ikan di perairan Sumut cukup banyak. Namun, petugas atau patroli laut Indonesia tidak mampu menindaknya. “Kami menduga kapal patroli kita takut bersinggungan dengan kapal polisi Malaysia yang mengawal mereka atau petugas kita telah mendapat sogokan,” ujarnya. Sementara itu, Kepala P S D K P B e l a w a n Mu k t a r mengaku belum bisa memberi keterangan mengenai penangkapan kedua kapal itu, karena

06:30 Apa Kabar Indonesia Pagi 09:30 Live News Kabar Pasar Pagi 10:00 Coffee Break 11:30 Live News Kabar Siang 13:30 Apa Kabar Indonesia Siang 15:30 Live News Kabar Pasar 16:00 Live News Kabar Petang 19:00 Kabar Utama 20:00 Apa Kabar Indonesia Malam 21:00 Live News Kabar Malam 22:00 Menyingkap Tabir 22:30 Kabar Arena 23:00 Radio Show

belum ada penyerahan dari petugas kapal patroli Hiu 06. “Saya belum bisa memberikan keterangan karena belum ada penyerahan dari kapal patroli,” katanya. Pantauan Waspada, sejumlah petugas kapal patroli Hiu 06 dibantu petugas PSDKP Belawan menjaga kedua kapal tangkapan itu dengan ketat tanpa memberi kesempatan kepada ABK untuk keluar dari kapal. (h03)

08:00 The Penguins Of Madagascar 08:30 Sketsa Tawa 09:00 Dapoer Cobek 10:00 Obsesi 11:00 Buletin Indonesia Siang 12:00 Untung Ada Sule 13.00 Kungfu Panda 13:30 Avatar 14:30 100% Ampuh 16:00 Fokus Selebriti 16.30 Naruto 17.30 Iron Man 18:00 Otomatis Ngartis 19:00 Raja Dan Aku 20.00 Kinara 21:00 Big Movies 23.30 Big Movies

07:30 Selebrita Pagi 08:00 Makan Besar 08:30 Ga Nyangka 09:00 Ups Salah 09:30 Spotlite 10:30 Warna 11:30 Redaksi Siang 12:00 Selebrita Siang 12:30 Si Bolang 13:00 Laptop Si Unyil 13:30 Dunia Binatang 14:00 Koki Pintar 14:30 Browniess 15:00 Tau Gak Sih? 16:00 Jejak Petualang 16:30 Redaksi Sore 17:00 Indonesiaku 17.30 Orang Pinggiran 18:00 Hitam Putih 19:00 On The Spot 20:00 Opera Van Java 22:00 Bukan Empat Mata **m31/G


Nusantara

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

A7 25 PNS Jadi Calo CPNS Dipecat

RUU Tapera Untuk Dorong Partisipasi Masyarakat Akan Rumah Yang Layak JAKARTA (Waspada): Ketua DPR RI Marzuki Alie mengatakan, inisiatif DPR membuat Rancangan Undang-Undang Tabungan Perumahan Rakyat (RUU Tapera) dilandasi semangat untuk mendorong partisipasi masyarakat dalam program kepemilikan rumah yang layak dan harganya terjangkau. “UU ini adalah inisiatif DPR karena saat ini masih banyak masyarakat yang belum memiliki rumah atau memiliki rumah tapi tidak layak karena penghasilan yang rendah dan tidak tetap. Selama ini golongan masyarakat seperti ini tidak bisa mendapatkan KPR, dengan UU ini maka ada jaminan buat masyarakat berpenghasilan rendah dan bekerja tidak tetap untuk juga menikmati perumahan yang layak,” ujar Marzuki di Jakarta, Senin (10/3). RUU Tapera, jelasnya lagi, fokus mendorong partisipasi masyarakat untuk saling bergotong-royong dalam program kepemilikan rumah, di mana setiap warga yang berpenghasilan mengumpulkan sejumlah dana dalam tabungan khusus yang dikelola untuk membangun perumahan yang dapat dimiliki rakyat melalui pembiayaan murah jangka panjang. “Menyediakan perumahan yang layak dan terjangkau bukan hanya menjadi tanggung-jawab pemerintah, tetapi perlu partisipasi dan dukungan masyarakat. Selama ini, partisipasi masyarakat memang sudah ada lewat para pengembang, namun rumah yang tersedia umumnya tidak terjangkau bagi masyarakat berpenghasilan rendah,” kata Marzuki. Dengan UU ini maka akan ada mobilisasi dana rakyat agar tersedia perumahan yang layak. “Selama ini KPR mahal, Tapera nirlaba tidak mengedepankan profit dengan bunga sangat murah. Misalnya KPR rata-rata bunganya 11 persen dengan program ini paling tinggi bunganya hanya 6 persen dan jangka waktu biasanya paling lama 15 tahun dengan Tapera maka jangka waktu bisa 40 tahun,” tegasnya. Terobosan Ketua Pansus RUU Tapera, Yosef Umar Hadi mengatakan, RUU Tapera sangat penting untuk membuka akses kepemilikan rumah bagi masyarakat, khususnya yang berpenghasilan rendah. Di Indonesia, lanjutnya, masyarakat yang memiliki pekerjaan sekalipun, belum tentu mampu membeli rumah kalau berpenghasilan rendah, karena tidak bisa mengakses kredit kepemilikan rumah yang bunganya tinggi dan uang muka dalam jumlah besar yang dipatok pengembang. Itu sebabnya, setiap kali ada penawaran atau program subsidi untuk kepemilikan rumah, yang terjadi adalah persaingan yang tidak seimbang. Animo masyarakat untuk memiliki rumah begitu tinggi, namun ujung-ujungnya yang berpenghasilan menengah ke atas atau yang memiliki modal besarlah yang bisa memiliki rumah. Dia menjelaskan, nantinya Tapera akan mewajibkan seluruh pekerja yang memiliki penghasilan sesuai upah minimum regional (UMR) dikenakan pemotongan gaji sebesar 5 persen. Besaran tersebut, nantinya ditanggung pekerja dan pemberi kerja (pengusaha) dalam proporsi tertentu. Dana yang terkumpul lewat Tapera akan dikelola oleh Badan Pengelola Tapera yang akan dibentuk pemerintah.(aya)

Antara

PENYELUNDUPAN 2,5 KG SABU: Kepala Bea Cukai Bandara Ngurah Rai, I Made Wijaya (tengah) memperlihatkan hasil uji narkoba kepada pelaku penyelundupan sabu-sabu, Junaidi Bin Ali Kanio (kanan) saat gelar kasus penyelundupan narkoba tersebut di Denpasar, Bali, Senin (11/3). Warga Indonesia yang menempuh penerbangan dari Kuala Lumpur ke Denpasar itu ditangkap karena berupaya menyelundupkan 2,5 Kg sabusabu dengan cara disembunyikan di dinding tas koper.

Fraksi Partai Demokrat Dirombak

Nurhayati Bantah “Bersih-bersih” JAKARTA (Antara): Ketua Fraksi Partai Demokrat Nurhayati Ali Assegaf menegaskan bahwa rencana perombakan fraksi partai itu tidak bertujuan untuk menggeser ataupun “bersih-bersih” dari anggota tertentu. “Yang saya dengar langsung dari Ketua Majelis Tinggi partai, yaitu Pak Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) bahwa tidak ada agenda ‘bersih-bersih’ Fraksi Partai Demokrat dari siapapun,” kata Nurhayati saat ditemui di Gedung Nusantara II MPR/DPR di Jakarta, Senin (11/3). Oleh karena itu, dia menyangkal bila rencana perombakan fraksi partai itu dikatakan bertujuan untuk ‘menggeser‘ anggota Fraksi Partai Demokrat yang dianggap sebagai ‘kubu pendukung‘ Anas Urbaningrum. Menurut dia, agenda perombakan dalam fraksi partai itu merupakan hal yang memang rutin dilakukan. Namun, dia juga mengatakan bahwa sampai sekarang, partainya belum mengadakan rapat yang membahas mengenai rencana perombakan dalam fraksi tersebut. “Memang ada agenda langkah-langkah untuk rotasi dalam fraksi partai, tetapi ini merupakan agenda rutin kami. Jadi, rotasi komisi atau posisi dalam fraksi adalah hal yang biasa. Ini bukan sesuatu yang ‘luar biasa’,” ujarnya. Nurhayati menambahkan, terkait rencana perombakan itu, pihak Fraksi Partai Demokrat juga masih harus menunggu arahan dari Dewan Pimpinan Pusat (DPP) partai. “Fraksi ini kan kepanjangan tangan dari DPP maka bila ada arahan dari DPP, yang sekarang dipegang oleh empat Plt dan harus berkonsultasi dengan ketua majelis tinggi, kami baru bisa melaksanakan. Artinya, kebijakan yang diputuskan oleh ketua majelis tinggi partai pasti akan kami patuhi,” jelasnya.

3 Dari 19 Tahanan Mapolres OKU Menyerahkan Diri JAKARTA (Antara): Dari 19 tahanan Mapolres Ogan Komering Ulu yang kabur saat penyerangan oknum TNI ke kantor polisi tersebut, tiga di antaranya sudah menyerahkan diri. “Jumlah tahanan yang kabur sebanyak 19 orang, sedangkan tiga orang tahanan sudah menyerahkan diri,” kata Kepala Divisi Hubungan Masyarakat Mabes Polri Irjen Pol Suhardi Alius di Jakarta, Senin (11/3). Polri mengimbau kepada tahanan yang kabur untuk menyerahkan diri, termasuk pihak keluarganya untuk memberitahukan keberadaan tahanan yang kabur. Aksi penyerbuan dan pembakaran Mapolres OKU oleh anggota Batalyon Artileri Medan (Armed) 15/Kodam II Sriwijaya Kamis pagi (7/3/13) lalu menyebabkan empat polisi terluka tusuk, salah seorang di antaranya Kapolsek Cidawang, Kota Martapura AKP Ridwan yang terluka parah. “Awalnya anggota TNI datang untuk meminta penjelasan kepada Kapolres OKU terkait tewasnya anggota TNI oleh anggota Polri beberapa waktu lalu, mungkin kurang puas dengan penjelasan tersebut dan aksinya tidak terkendali,” kata Suhardi. Anggota Mapolres OKU Brigadir Wijaya telah menembak Pratu Hery karena pelanggaran lalu lintas, katanya.

Antara

DOA DI PRAMBANAN: Sejumlah umat Hindu berdoa mengelilingi Candi Prambanan, Yogyakarta, Senin (11/3). Umat Hindu berdoa di Prambanan untuk merayakan Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1935.

Jika Pemilukada Dikembalikan Ke DPRD

MPR Menolak JAKARTA (Waspada): Wakil Ketua MPR RI Hjrijanto Y. Thohari menolak adanya usulan pemilihan kepala daerah (Pemilukada) gubernur, bupati, dan wali kota yang selama ini sudah secara langsung, akan dikembalikan ke DPRD I dan DPRD II. Hal itu karena sudah menjadi kesepakatan bersama untuk menjalankan proses demokrasi kepemimpinan nasional, dan sudah diamanatkan dalam UUD NRI 1945 Pasal 18 ayat 4 bahwa kepala daerah itu dipilih secara demokratis. Oleh sebab itu, harus terus melangkah maju dengan terus berusaha meminimalisir dampak-dampak atau ekses-ekses negatif yang ditimbulkannya. “Kalau dikembalikan ke DPRD, pasti rakyat akan mempertanyakan kenapa aspirasinya harus didistorsi oleh DPRD, dan rakyat sudah cerdas, karena di DPRD pun tak ada jaminan tak ada politik uang. “Rakyat bisa marah besar, karena selain aspirasinya diambil-alih oleh DPRD, dan juga tak lagi mendapat order dan pembagian uang. Dan, kembali ke parpol, DPR, dan pemerintah untuk meminimalisir segala kemungkinan

ekses negatif yang ditimbulkannya,” tandas Hajrijanto dalam diskusi “Implementasi Pemilukada” bersama anggota komisi II DPR FPDIP Rahardi Zakaria dan pengamat politik demografi UI Sony Hari Harmadi di Gedung DPR/MPR RI Jakarta, Senin (11/3). Menurut dia, kita ini sudah sepakat berdemokrasi dan sudah menjadi amanat konstitusi. Tinggal pelaksanaannya, kalau ada kekurangan dan ekses-ekses negatif yang ditimbulkannya seperti politik biaya tinggi, politik dinasti, tindakan anarkisme, dan sebagainya, maka kita, pemerintah, DPR, dan parpol harus membuat aturan untuk meminimalisir segala kemungkinan yang negatif itu, dan bukannya kembali ke belakang,” Menurut politisi Golkar ini, alasan dan argumentasinya untuk kembali dipilih oleh DPRD selama ini tidak kuat. Apalagi argumentasi dan kritiknya terhadap pemilihan langsung tersebut, hanya berangkat dari gesekan-gesekan yang ditimbulkannya, sehingga secara politis-ideologis, tak mungkin menarik kembali Pemilukada itu oleh DPRD. “Jadi, bagaimana parpol, pemerintah dan DPR

membuat aturan untuk meminimalisir dampak negatif yang ditimbulkannya. Politik uang kalau berdampak baik bagi rakyat dengan terjadinya dinamika ekonomi di daerah, maka itu bagus,” ujarnya. Misalnya, lanjut Hajrijanto menyontohkan, pembuatan kaos, bendera, baleho, stiker, dan sebagainya kalau terbukti menjadikan perekonomian baik, maka hal itu positif bagi rakyat. Juga disebut-sebut ada ‘mahar dalam pencalonan tersebut, yang menjadikan hanya orang-orang kaya yang bisa maju menjadi calon, maka harus dibuat UU bagaimana Pemilukada itu berbiaya murah. “Harus dibuat UU bagaimana pemilu, pilpres, dan pemilukada itu berbiaya murah. Selain itu perlu dilakukan pemilu secara serentak,” tambahnya. Menyinggung iklan media untuk pemilukada, kata Hajrijanto, sudah ada aturan kalau iklan itu harus di media lokal, juga dalam kerangka menumbuhkan perekonomian media lokal termasuk TV lokal. “Dulu hal itu sudah disepekati untuk iklan media nasional sampai tahun 2008, tapi oleh pemerintah malah dicabut tanpa batas waktu yang ditentukan. Maka,

sekarang banyak kampanye pemilukada masuk TV nasional. Padahal, sudah diatur dalam UU Komisi Penyiaran. Lalu yang salah siapa? Pemerintah atau masyarakat?” tanya Hajrijanto. Rahardi juga sependapat jika pemilukada langsung harus dipertahankan. “Mesti masih banyak madhorot-ekses negatifnya. Justru kalau dipilih DPRD tidak demokratis. Termasuk kalau wakil gubernur, wakil bupati dan wakil wali kota ditunjuk pemerintah. Masak, pemimpin daerah orang tak berkeringat di partai, yang nantinya seorang wakil bisa menggantikan kepala daerah,” katanya. Diakui Sony jika Indonesia sebagai bangsa yang sangat besar ini, juga memiliki konsekuensi politik yang besar. “Negara yang besar, maka biaya politiknya juga besar.Yang menjadi masalah adalah Pemilukada yang tak berlangsung serentak. Pilkada serentak ini bisa meminimalisir biaya politik yang mahal. Kan sudah ada RPJM (Rancangan pembangunan jangka menengah) dan RPJP (Rancangan pembangunan jangka panjang) di mana semua calon pemimpin daerah, programnya bisa merujuk ke RPJM dan RPJP itu,” tegasnya.(J07)

Rp 220 Triliun Transfer Daerah Untuk Pendidikan Rawan Diselewengkan JAKARTA (Waspada): Sebanyak Rp 220 triliun dana transfer daerah untuk pendidikan rawan diselewengkan. Potensi penyelewengan ini muncul karena kurangnya pengawasan yang dilakukan. Hal tersebut disampaikan Inspektur Jenderal Kementerian dan Kebudayaan (Irjen Kemdikbud) Haryono Umar di Jakarta, Senin (11/3). Haryono mengatakan, anggaran sektor pendidikan semakin lama semakin besar. Kewenangan Itjen Kemdikbud hanya pada anggaran yang ada

di Kemdikbud sebanyak Rp 73 triliun pada tahun ini. “Itu hanya 20 persen, yang 80 persen ada di tempat lain. Kita ingin tahu bagaimana kondisi saat ini. Kewajiban moral bagi Kemdikbud untuk memastikan dana pendidikan itu betul-betul dinikmati masyarakat untuk meningkatkan kualitas pendidikan,” katanya. Haryono mengatakan, hampir 70 persen dana pendidikan disalurkan ke Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) dalam bentuk trans-

fer daerah. Dia menyebutkan, dana tersebut di antaranya adalah dana bagi hasil, insentif daerah, gaji guru, tunjangan guru, dana alokasi khusus dan dana otonomi khusus. “Ada delapan item dana dan itu yang pengawasannya kurang,” katanya. Kemdikbud, lanjut Haryono, akan terus menyosialisasikan anggaran pendidikan yang besar ini ke masyarakat. Menurut dia, adalah hak masyarakat untuk mendapatkan sarana dan prasarana pendidikan yang

bagus, guru dan tunjangan yang bagus, beasiswa, dan dana bantuan operasional sekolah (BOS). “Pemerintah pusat sudah sedemikian banyaknya menyalurkan, tetapi tidak diikuti dengan pertanggungjawaban yang jelas,” katanya. Ke depan, lanjut Haryono, perbaikan sistem dilakukan agar lebih transparan dan akuntabel. Selain itu, kata dia, harus ada lembaga yang mengawasi baik jumlah dana, penyaluran dana, dan pertanggungjawabannya. (dianw)

Kasus Bocornya Sprindik Anas

Komite Etik Telah Periksa Tiga Pimpinan KPK JAKARTA (Antara): Komite Etik Komisi Pemberantasan Korupsi telah memeriksa tiga pimpinan lembaga tersebut terkait dengan pengusutan pembocor “draft” surat perintah penyidikan (sprindik) atas nama Anas Urbaningrum. “Pimpinan yang sudah diperiksa ada Zulkarnain, Busyro Muqqodas dan Adnan Pandu, dan yang belum ada Abraham Samad dan Bambang (Widjojanto),” kata anggota Komite Etik Abdullah Hehamahua di Jakarta, Senin (11/3). Komite Etik terdiri atas Anies Baswedan (rektor Universitas Paramadina) sebagai ketua, Tumpak Hatorangan Panggabean (mantan pimpinan KPK) yang menjabat sebagai wakil ketua merangkap anggota, Abdul Mukhtie Fajar (mantan wakil ketua Mahkamah Konstitusi Mahkamah Konstitusi), BambangWidjojanto (pimpinan KPK) dan Abdullah Hehamahua (penasihat KPK) sebagai anggota. “Sampai saat ini masih di-

kumpulkan info, masih belum ada titik terang,” tambah Abdullah. Ia mengakui bahwa Komite Etik tidak punya kewenangan untuk memaksa orang-orang yang dimintai keterangan datang ke pemeriksaan. “Tidak punya kewenangan paksa hanya etik, kalau tidak hadir memang mengganggu tapi bagi saya yang tidak mau datang itu sudah tidak membantu pemberantasan korupsi dalam tanda petik,” ungkap Abdullah. Abdullah menjelaskan bahwa pemeriksaan akan dilanjutkan pada Rabu (13/3). “Pemeriksaan masih tunggu waktu, hari ini tidak ada, besok libur dan Rabu akan mulai dari kalangan internal, sedangkan untuk dua pimpiman akan dijadwalkan bila sudah berkurang kegiatannya,” jelas Abdullah. Komite Etik saat ini tengah memeriksa sejumlah pihak internal maupun eksternal untuk mengusut pembocor draft sprindik Anas Urbaningrum. Pihak internal yang sudah

diperiksa selain tiga orang pimpinan adalah Direktur Pengaduan Masyarakat Eko Marjono, ketua satuan tugas (satgas) penyelidikan kasus korupsi Hambalang dan kasus dugaan penerimaan suap dengan tersangka Anas Urbaningrum, ditambah pemeriksaan Direktur Penyelidikan KPK Ari Widyatmoko. Komite Etik juga meminta informasi dari orang di luar KPK yaitu Dwi Anggia (jurnalis TVOne), dan berencana memanggil dua wartawan yaitu Tri Suharman (Koran Tempo) dan Rudy Polycarpus (Media Indonesia). Sedangkan pada Jumat (8/3), Menteri Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Syarif Hasan memenuhi panggilan Komite Etik terkait pernyataannya di media yang mengatakan bahwa sudah mendapat informasi bahwa Anas Urbaningrum berstatus tersangka pada Kamis, 7 Februari. “Draft” sprindik Anas itu sendiri beredar di masyarakat

sejak Sabtu (9/2) yang memuat tanda tangan oleh tiga orang pimpinan KPK yaitu Abraham Samad, Zulkarnain dan Adnan Pandu Pradja. Kepala surat dokumen tersebut adalah “Surat Perintah Penyidikan Komisi Pemberantasan Korupsi” berisi penetapan Tersangka Anas Urbaningrum selaku anggota DPR periode 2009-2014 dengan dikenakan pasal 12 huruf a atau huruf b atau pasal 11 UU No 31 tahun 1999 sebagaimana telah diubah dengan UU No 20 tahun 2001 tentang Pemberanasan Tindak Pidana Korupsi namun tanpa dilengkapi tanggal dan nomor surat. KPK sebelumnya pernah membentuk Komite Etik terkait kasus dugaan suap wisma atlet SEA Games yang berkaitan dengan Wakil Ketua KPK Chandra M Hamzah dan M Jasin serta dan Deputi Penindakan Ade Rahardja pernah menerima uang sehingga merekayasa kasus dengan tersangka Muhammad Nazaruddin.

JAKARTA (Waspada): Masyarakat diminta tidak mempercayai kalau ada pihak-pihak tertentu, termasuk pegawai di suatu instansi yang mengaku dapat membantu meloloskan anak atau saudaranya untuk menjadi CPNS dengan sejumlah imbalan. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) Azwar Abubakar mengatakan, pihaknya tidak akan memberikan toleransi terhadap PNS yang melakukan berbagai pelanggaran, mulai dari tindakan disiplin sampai dengan kawin cerai yang tidak sesuai dengan aturan. “Terlebih bagi PNS yang melakukan penyalahgunaan wewenang, misalnya menjadi calo CPNS. Sanksinya langsung pecat,” kata Azwar di Jakarta, Senin (11/3). Azwar yang juga Kepala Badan Pertimbangan Kepegawaian (BAPEK) mengatakan, BAPEK telah memberhentikan 25 PNS yang menjadi calo CPNS. Dari jumlah itu, tiga orang di antaranya dilakukan pada awal tahun 2013 ini, dalam sidang BAPEK pada tanggal 1 Maret 2013. Diakui oleh Menteri PAN-RB yang mantan Plt.Gubernur Aceh ini, kehadiran calo CPNS selama ini sulit diberantas, karena korban juga enggan melapor. Namun dengan penjatuhan sanksi terhadap calo-calo CPNS ini diharapkan bisa menyadarkan masyarakat bahwa saat ini sudah tidak ada tempat lagi bagi calo dalam setiap penerimaan CPNS. Sejak 2010, sebanyak 627 PNS dijatuhi sanksi. Tercatat pada tahun 2010 ada 166 PNS yang dijatuhi sanksi, tahun 2011 ada 89 orang, 2012 sebanyak 322 PNS dan dua bulan pertama 2013 ini BAPEK sudah menjatuhkan sanksi terhadap 50 PNS. Kasus-kasus lainnya Dari 627 orang, sebanyak 511 orang dijatuhi hukuman karena melakukan pelanggaran terhadap PP No. 53/2010 tentang disiplin PNS. Paling banyak PNS yang tidak masuk kerja (TMK), yakni 265 orang. Ada juga yang melakukan pemalsuan dokumen, penipuan, narkotika, melakukan pungutan liar, menjadi calo CPNS, perzinahan/perselingkuhan dan lain-lain. Sedangkan PNS yang dijatuhi hukuman karena pelanggaran terhadap PP No. 45/1990 tentang Ijin Kawin tercatat ada 115 orang. Sebanyak 64 orang melakukan kawin/cerai tanpa ijin pejabat yang berwenang, ada juga yang menjadi istri kedua, serta PNS yang hidup bersama tanpa ikatan perkawinan yang sah (kumpul kebo). (dianw)

Antara

PRESIDEN Susilo Bambang Yudhoyono didampingi Wapres Boediono (kedua kanan) dan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Abraham Samad (kedua kiri) berjalan bersama sebelum acara penandatanganan nota kesepakatan Rencana Aksi Bersama tentang Reformasi Tata Kelola Sektor Kehutanan di Istana Negara, Jakarta, Senin (11/3). KPK menjadi inisiator nota kesepahaman tersebut karena melihat sektor kehutanan memiliki peran strategis dalam pembangunan nasional.

12 Kementerian Tandatangani MoU

Pencegahan Korupsi Kehutanan Dan SDA JAKARTA (Antara): Sebanyak 12 pimpinan kementerian dan kelembagaan menandatangani nota kesepahaman (MoU) rencana aksi bersama pengukuhan kawasan hutan Indonesia di Istana Negara, Jakarta, Senin (11/3). MoU itu juga diperuntukkan sebagai upaya pencegahan dan pemberantasan korupsi di sektor kehutanan dan sumber daya alam (SDA). Para penandatanganan nota kesepahaman tersebut yaitu Menteri Dalam Negeri Gamawan Fauzi, Menteri Hukum dan HAM Amir Syamsudin, Menteri Keuangan Agus Martowardojo, Menteri Pertanian Suswono, Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan. Menteri Pekerjaan Umum Djoko Kirmanto, Menteri Lingkungan Hidup Belthazar Kambuaya, Menteri Perencanaan Pembangunan/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional Armida S Alisjahbana, Kepala Badan Pertanahan Nasional Hendarman Supandji, Kepala Badan Informasi Geo Spasial Asep Karsisi dan Ketua Komnas HAM. Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Abraham Samad dan Kepala Unit Kerja Presiden bidang Pengawasan dan Pengendalian Pembangunan (UKP4) Kuntoro Mangku Subroto juga turut menandatangani MoU tersebut. Penandatanganan nota kesepahaman tersebut disaksikan langsung oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dan Wakil Presiden Boediono. Ketua KPK dalam sambutannya menyambut baik nota kesepahaman tersebut. Dengan nota kesepahaman itu, maka diharapkan akan mewujudkan pengukuhan kawasan hutan yang berkepastian hukum dan berkeadilan. Hal ini mengingat masih adanya permasalahan-permasalahan mendasar terkait perencanaan dan pengelolaan kawasan hutan yang masih menjadi celah terjadinya tindak penyimpangan dan korupsi. Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dalam sambutannya menyambut baik inisiatif KPK dalam mendorong adanya MoU tersebut. Presiden dalam kesempatan tersebut meminta agar UKP4 juga turut mengawasi secara ketat pelaksanaan MoU itu. “UKP4 saya juga berharap aktif mengawasi agar MoU dilaksanakan dengan benar, yang melanggar ditindak tegas jangan ragu-ragu,” katanya.

KPK Periksa Mentan Kamis JAKARTA (Antara): Komisi Pemberantasan Korupsi menjadwalkan pemeriksaan Menteri Pertanian (Mentan) Suswono sebagai saksi dalam kasus suap pengurusan kuota impor daging di Kementerian Pertanian pada Kamis (14/3). “KPK rencananya akan meminta keterangan Mentan 14 Maret sebagai saksi untuk LHI (Luthfi Hasan Ishaaq) karena masih diperlukan keterangannya,” kata juru bicara KPK Johan Budi di Jakarta, Senin (11/3). Mentan Suswono yang merupakan kader Partai Keadilan Sejahtera itu pernah diperiksa KPK pada Senin (18/2). “Setelah ada pemeriksaan yang bersangkutan dan keterangan dari para saksi dan tersangka maka penyidik membutuhkan kembali keterangan dari Mentan sehingga akan kembali diperiksa,” ungkap Johan menjelaskan alasan pemanggilan kedua Mentan tersebut. Pada pemanggilan pertama, Mentan Suswono membenarkan bahwa ada pertemuan antara dirinya dengan mantan Presiden Partai Keadilan Sejahtera Luthfi Hasan Ishaaq di Medan pada Januari 2013. “Jadi intinya, sudah saya jelaskan apa adanya dan sebagaimana yang pernah saya nyatakan, saya sama sekali tidak terkait dengan kasus yang terjadi pada empat tersangka ini, jadi tidak ada terkait langsung dengan saya,” kata Suswono pada Senin (18/2). Pengacara tersangka mantan presiden PKS Luthfi Hasan Ishaaq, Mohammad Assegaf, mengakui bahwa kliennya pernah berdiskusi dengan Mentan Suswono, orang dekat Lutfhi Ahmad Fathanah, Direktur Utama PT Indoguna Utama Maria Elisabeth Liman dan mantan Ketua Umum Asosiasi Benih Indonesia Elda Devianne Adiningrat untuk membahas kuota impor daging sapi, pertemuan dilakukan pada Januari 2013.


Opini

A8

Pergeseran Pola Pengeluaran

TAJUK RENCANA

KLB Tanpa Loyalis Anas

K

ongres Luar Biasa (KLB) 20 Maret mendatang hanya akan memilih Ketua Umum Partai Demokrat (PD) menggantikan Anas Urbaningrum yang tersangkut (tersangka) kasus korupsi megaproyek pusat olahraga Hambalang oleh KPK. Nama-nama calon ketua umum PD sudah beredar dari kalangan kader maupun luar kader PD. Ketua Dewan Pembina dan Majelis Tinggi PD Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) kabarnya memperoleh wewenang khusus dalam memunculkan nama-nama calon ketua umum PD di KLB. Dengan demikian, tidak akan terjadi lagi seperti Kongres PD di Bandung 2010 yang dibuka sebebas-bebasnya sehingga jagonya SBY (Andi Mallarangeng yang berpasangan dengan Edhie Baskoro) harus tersingkir dibantai kelompok Anas Urbaningrum dengan kekuatan uangnya hasil kucuran dana haram proyek Hambalang). Kini, Andi dan Anas sudah dijadikan tersangka oleh KPK sehingga dipastikan bakal mendekam dalam penjara. Tinggal tersisa satu orang lagi yang juga mencalonkan diri dalam Kongres Bandung yaitu Marzuki Alie, sehingga kans Ketua DPR RI itu sangat besar memenangkan persaingan dalam KLB nanti. Loyalis Marzuki kini bermanuver untuk menggalang kekuatan dengan merangkul loyalis Anas dan Andi. Tampaknya tidak sulit buat Marzuki Alie memenangkan KLB bila mendapat restu dari SBY. Menurut hemat kita, tidak sulit meramalkan bagaimana jalannya KLB PD nanti. Pasti dalam kontrol dan pengawasan ketat kelompok Dewan Pembina dan Mejelis Tinggi (SBY cs) sehingga sulit mengharapkan berjalan terbuka, demokrasi. Jika muncul sejumlah nama calon ketua umum dan dilakukan pemungutan suara hal itu pun tidak murni demokratis karena kemunculan para calon sudah terseleksi, harus seizin SBY, sehingga tokoh-tokoh yang dikenal dekat dengan Anas seperti Saan Mustopo dkk tidak akan bisa mencalonkan diri dalam KLB. Padahal, banyak tokoh yang pantas dimajukan jika jalannya KLB nanti dibuka Intisari seluas-luasnya dan bila para calon harus memperoleh dukungan dari DPC dan DPD, Ibas (putranya SBY), Ani Yudhoyono Dominasi loyalis SBY me- seperti (istri SBY), Hadi Utomo (sepengambilan nunjuk nama-nama calon, SBY), Sutan Bhatoegana, Mirwan Amir, Nurdin, Marzuki Alie, Toto Riyanto, forum KLB tinggal me- Mawardy Max Sopacua, Jonny Allen Marbun, Cornel ngamini, terpilihlah ketua Simbolon, Mangindaan, Syarif Hasan, Jero Wacik dll semuanya dari internal PD. umum baru Sedangkan dari luar seperti Kepala Staf Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Pramono Edhie Wibowo, Menkopolhukam Djoko Suyanto, Mahfud MD (Ketua Mahkamah Konstitusi) dll. Besar dugaan kita jalannya KLB benar-benar antiklimaks bila kelompok SBY cs memplot pemilihan ketua umum PD lewat aklamasi. Artinya, pengarahan dari SBY sangat menentukan untuk mengajukan satu nama dan dimintakan pendapat floor sehingga ketua sidang mengetuk palu sebagai pengesahan ketua baru secara aklamasi. Takkan ada kubu-kubuan yang kental. Sebaiknya, KLB menggunakan mekanisme AD/ART sehingga kecil kemungkinan nantinya ditolak KPU dalam pengesahan DCS (daftar caleg sementara). Seperti upaya pemaksaan mengangkat ketua umum sementara (Pjs) belum tentu bisa diterima KPU. Sebab, surat permintaan khusus yang disampaikan PD belum juga mendapat balasan maupun tanggapan dari KPU, sementara waktu semakin dekat awal April merupakan batas akhir pengiriman nama-nama calon legislatif untuk Pemilu 2014. Itu pula sebabnya mengapa SBY menginstruksikan digelarnya KLB guna menghindari penolakan KPU. Sebab, komisioner KPU sudah mewanti-wanti semua parpol agar merujuk pada peraturan KPU tentang pencalonan sekaligus melihat apakah selain ketua umum definitif dapat menandatangani pencalonan. Tegasnya, wajib diteken ketua umum dan sekretaris jenderal. Tidak boleh dialihkan ke Pjs atau Ketua Majelis Tinggi/Dewan Pembina. Kelihatannya sangat sulit bagi loyalis Anas untuk berperan besar dalam KLB yang dijadwalkan pada 20 Maret mendatang karena semuanya sudah dikunci dan dikendalikan. Walaupun loyalis Anas masih dominan, namun dengan persyaratan dan tata tertib yang dibuat panitia/loyalis SBY, sepertinya KLB hanya formalitas belaka. Ini ditandai dengan agenda tunggal mencari pengganti Anas yang mundur dari jabatan ketua umum setelah berstatus tersangka oleh KPK. Tak pelak lagi KLB PD dinilai kalangan internal Demokrat sebagai pilihan tepat dan rasional untuk mengakhiri polemik sekaligus menghindari persoalan hukum di KPU. Hanya saja, KLB sulit berlangsung demokratis, karena loyalis SBY masih diliputi trauma kekalahan pada Kongres Bandung lalu yang dikuasai loyalis Anas. Panitia KLB pasti lebih berhati-hati. Yang utama tidak melanggar AD/ART, tanpa money politics, sehingga mereka cenderung memilih sistem aklamasi ketimbang voting walau calonnya sudah diseleksi tanpa jago dari loyalis Anas.+

SMS 08116141934

Faks 061 4510025

Oleh Bachtiar Hassan Miraza Meningkatnya masyarakat kelas menengah mesti diantisipasi dengan pertumbuhan produksi barang dan jasa lebih besar dan berkualitas jika tidak akan terjadi membesarnya pengeluaran impor barang mewah dan naikya inflasi.

P

ergeseran pola pengeluaran masyarakat yang terjadi saat ini sungguh menggembirakan baik bagi kelompok konsumen maupun kelompok pengusaha. Pergeseraniniterjadikarenabeberapasebabantara lain naiknya pendapatan rata-rata masyarakat. Selanjutnya kenaikan pendapatan inimenciptakanpertambahanmasyarakat kelas menengah atas. Kenaikan daya beli (pendapatan) tidak saja menambah jumlah barang yang dibeli tapi menyangkut pada semakin melebarnya kebutuhan akan barang. Akibatnya pola pengeluaran menjadibergeser.Barangyangdibutuhkan mengarah pada barang berkualitas dan beragam sebagaimana layaknya kebutuhan masyarakat kelas menengah atas. Sebab lainnya adalah perubahan pola pikir dan perilaku masyarakat—dampak positif dari arus informasi yang berjalan lancar yang diperankan media cetak dan media elektronik maupun oleh kemajuan pendidikan.Tidak dapat dipungkiri informasi dan pendidikan mampu mengubah pola pikir dan perilaku masyarakat sehingga mempengaruhi pola pengeluaran masyarakat pada barang yang lebih berkualitas dan lebih bermanfaat. Pola pengeluaran masyarakat saat ini tidak hanya tertumpupadakebutuhankonsumsi. Mereka sudah berpikir untuk membelanjakan pendapatannya pada hal yang bersifat produktif dan berjangka panjang. Dengan cara ini mereka berharap dapat menaikan poduktivitas dan pendapatan untuk masa selanjutnya. Pergeseran pola pengeluaran mendepak barang yang selama ini dibeli dan dipergunakan oleh barang lain (baru) yang lebih berkualitas dan beragam. Kegiatan perusahaanpunbergeserkepadakegiatan pembuatan barang baru sesuai dengan kebutuhan masyarakat kelas menengah atas. Ada beberapa contoh yang dapat disampaikan seperti yang terjadi di tengah masyarakatsaatini.Contohinisebenarnya memberikanwarningkepadapengsusaha agar tetap memperhatikan perubahan pola pengeluaran masyarakat dan menyesuaikan kegiatan prusahaan kepada pergeseran pola pengeluaran itu. Pertama menyangkut pada makanan. Warungkopi,warungpecaldanrujakyang selama ini digemari oleh pembeli muda seleranya berubah kepada jasa restoran dan cafe yang lokasinya tidak lagi di pinggir jalan.Ataupunkalaumasihberadadipinggir jalan sudah memberikan suasana yang berbeda dari yang selama ini ada. Kondisi seperti ini bukan kondisi yang luar biasa tapi tuntutan kemajuan yang ditimbulkan

oleh perkembangan ekonomi dan pendapatan. Dengan kata lain bertambahnya masyarakat kelas menengah atas menjadikan kebutuhan berubah dan seterusnya terjadipergeseranpolapengeluaran.Dunia usaha diharuskan memperhatikan perkembanganinikhususnyapembelipotensial yang berasal dari berbagai lapisan. Sehubungan dengan makanan maka pola makan mereka juga berubah kepada makanan yang bergizi, sayur dan buah. Mereka juga tidak lupa memakan vitamin danmakanansuplemensertaobat-obatan menangkiskehadiranpenyakitmasyarakat berpendapatan menengah atas (jantung, kolesterol, gula darah, darah tinggi dsb). Kebutuhan akan alat olah raga semakin bertambah menyusul timbulnya kesadaran perlunya kesehatan hidup. Semuanya ini menggeser pola pengeluaran yang selamainiberlaku. Demikian juga dengan pasar tradisional dan kedai sampah berubah menjadi pasar modern dan kedai modern. Awalnya perubahan inipun bukan dipicu oleh keinginan pedagang tapi dipicu oleh keinginan pembeli yang menghendakipelayanandan kelengkapan barang serta kemudahan bertransaksi. Pembeli yang pendapatannya naik membutuhkan pelayanan yang lebih baik di samping barang yang berkualitas. Ada jaminan mutu atas barang yang dibelinya. Kedua menyangkut pada moda transportasi. Dapat dipastikan sepeda yang selama ini dipergunakan sebagai moda tranportasi saat ini jenis produksinya telah berganti kepada sepeda olah raga yang merupakan kebutuhan masyarakat kelas menengah atas. Saat inipun sepeda telah berganti kepada sepeda motor dan kendaraan roda empat yang lebih menonjolkan produktivitas dan yang memiliki dwi fungsiproduksidankonsumsi.Inilahbiang dari naiknya subsidi BBM dan kemacatan lalu lintas yang terjadi. Bagi moda transportasi jarak jauh juga menjalani perubahan. Dengan pendapatan yang lebih besar masyarakat kelas menengahataslebihmemikirkanmasalah

Facebook Smswaspada

+6281264100513 7 (tujuh) “ Nasehat Harian “ untuk seluruh Pimpinan Harian MUI Sumatera Utara dan ilal khususa MUi Kota Medan : 1) Bersegera pada keampunan Allah SWT dp mengeluarkan FATWA atau kebijakan apapun dari pada kepentingan penguasa atau karena pertimbangan perasaan manusia tertentu. 3) Lakukan Blusukan ditenm. 4) Akhiri dan sudahi kebiasaan berjama’ah yg selalu intim menyembunyikan. kebenaran. 5) Jangan zalimi dirimu sendiri ditengah ketidak adilan para penguasa zalim . 6) Jangan dekati politik demokrasi apalagi politik praktis , dan 7) Kembalikan khittah ULAMA selaku Warishotul Ambiya. +6283194817681 PEROLEHAN SUARA GAN.TENG samadengan per olehan suara A.Her. De.Miz. • Maqshoudnya , Suara yang mereka peroleh “bali tak bali”, ataw berimbang • Para Pemilih di Sum.Ut. memperkirakan , urutan kedua perolehan suara , akan diraih oleh Gus.Man. , ternyata meleset • ES.- JA . yang meraihnya • Seperti di Ja.bar. , pemilih menduga DedeAlex akan menduduki posisi kedua • Ternyata Rieke-Teten penduduknya • Jadi , upaya Joko Widodo , menghasil k n tangga kedua saja ! Di Ja.bar. dan di Sum.ut. • JokoWi dapat memahami nya serta mema^lumi nya ! What , Who , Why !? # awalsiang joum’at 08 mar ch di sisi kiri kruengsikameng # +6281397975506 Lai ado urg awak nan jadi polih kecek urang malaisia di polesek paracut ko da ?ambo tigo kali di ciloknyo dek pancilok da .ciyek ayam gadang ambo dah tv baru duo bln lah di cilok nan katigo kudo japang ambo bana da. Tolong tangkok baa nye dri lb kato rong tmbg. +6285260103051 Anas... kami bersamamu. Kami mendukung dirimu. Kami siap berkorban untukmu. Anas... kami mencintaimu. Kami menyayangimu. Kami sangat respeks kepada dirimu, istri mas menutup aurat dg benar, berjilbab. Dan namanya serta semua anak mas juga sangat Islami. Bahkan ‘Arabiyyati! Kami yakin mas baik. Kami yakin itu! +6282167618947 Waspada siarkan terus kgiatan bung effendi ( esja )slm kampanye dari rakyat berpikir trim +6285277850101 Bupati, Kajari dan Kapolres Aceh Utara, tolong dimasukkan ketahanan/sel pelaku korupsi di RS Cut Mutia di Lhokreumawe. Dan tolong juga di usut mengapa tenusia pemakan nasi bukan pemakan batu, tanah dan rumput. Terima kasih WASPADA dimuatnya keluhan masyarakat kecil ini. +6281376645990 Siapa pun Gubernur yg tepilih nanti, tolong lah Belawan di indah kan, terutama jalan2 yg belubang, sebagian warga Belawan merasa malu trhadap ABK (Anak Buah Kapal) baik itu kapal lokal atau kapal Mancanegara yg sering bersandar di Belawan. +6282364111791 AssWaspada,,! Sbnar’a dlm m’milih Pmimpin yg loyal,jujur,profesional,b’moral n Rendah hati adlh prsoaln Gampang,Asalkn kt mau mnelusuri bgaimn sikon ksemimpin Sumut 5 thn kedepan,,, sukses sll,,,tks Waspada... +626175042559 Cam mana nya pak beye ini ?Bawahan bpa di suruh meninggalkan partai. Bpa sendiri mengurus partai .Lb ktrg

efisiensi daripada sekadar besaran biaya yang harus dikeluarkan. Naiknya eeisiensi lebih besar artinya dari besaran biaya yang dikeluarkan. Masa mendatang jika kelompokkelasmenengahatasterusbertambah dipastikan penumpang pesawat terbangakansemakinbesarmenggantikan moda transportasi lainnya (bus, kapal, kereta api). Ini seharusnya menjadi perhatian industri penerbangan. Ketiga, kita tidak tahu berapa triliun rupiah yang harus dikeluarkan masyarakat setiap tahunnya pada penggunaan alat komunikasi seluler (HP, Ipad,Wifi,TV dsb). Mereka rela mengeluarkan biaya besar demi efisiensi dalam kehidupan mereka dibandingkandengankepatuhanmembayar pajak kepada negara. Dengan tv layar lebar dan home studio (karaoke) mereka bisa menghemat pengeluaran hiburan keluar rumah (bioskop) dan lepas dari kemacatan lalu lintas. Demikian juga dengan penggunaan HP, Ipad dsb dimana mereka bisa berkomunikasi seenak dan semudahnya. Penggunaan telepon rumah (telkom) menjadi berganti. Kelompok masyarakat kelas menengah atas membutuhkan kenyamanan hidup. Mereka tidak lagi memikirkanbiayayangharus dikeluarkan. Di sinipun terjadi pergeseran pola pengeluaran. Keempat, menyangkut pengeluaranyangbersifat produktif. Banyak orangtidakmenyadaribahwa saat ini pada setiap rumah tangga pasti ditemukan mahasiswa yaitu anggota keluarga yang meneruskan pendidikannya pada jenjang perguruan tinggi. Ini artinya pada keluarga kelas menengah atas pengeluaran pendidikan adalah pengeuaran wajib demi masadepankeluarga. Kesadaran akan pentingnya pendidikan begitu melonjak pengaruh terjadinya kenaikan pendapatan sehingga pola pengeluaran menjadi bergeser. Pengeluaran untuk pendidikan adalah pengeluaran yang bersifat produktif. Hal yang sama terjadi pada pengeluaran hasrat memiliki rumah bagi kehidupan yang lebih baik. Dampaknya sangat luas. Di sekitar mereka tumbuh rumah kelas menengah dan rumah mewah serta kondominiummenggantikanrumahsederhana yang dibangun oleh para developer selama ini (RSS). Hampir tidak ditemukan lagi rumah sederhana di kota besar. Pembangunannya berpindah ke daerah perdesaan. Ini adalah sebuah fenomena dari semakin banyaknya masyarakat kelas menengah atas sehingga pola pengeluaran mereka juga berubah kepada pengeluaran yang lebih berkualitas dan berjangka panjang. Pengeluaran untuk perumahan merupakan pengeluaran yang besifat

produktif. Masihbanyaklagihalyangmenyebabkan terjadinya pergeseran pola pengeluaranmasyarakatkhususnyamasyarakatkelas menengah atas. Namun apa yang perlu diperhatikan dari contoh yang disampaikan. Pertama, naiknya pendapatan dan naiknya jumlah masyarakat kelas menengah atas menciptakan pergeseran permintaan barang (increasing in demand) kepada jumlah yang lebih besar dan berkualitas. Ini merupakan daya dorong pertumbuhan ekonomi dari sektor konsumsi. Jika dorongan ini berjalan mulus seterusnya akan memunculkan dorongan dari sektor investasi, pemerintah maupun ekspor sehingga perekonomian menjadi semakin maju. Kemulusannya bergantung pada kebijakan ekonomi yang diciptakan pemerintah. Pemerintah tidak boleh main-main dalam menghadapi kesempatan ini. Kedua, kenaikan jumlah masyarakat kelas menengah atas bisa berdampak positif dan negatif. Selama dunia usaha dan pemerintah dapat memanfaatkan momentuminidenganbenarmakaperekonomian Indonesia akan terdorong berkembang dan maju dan menjadikan negara ini sebagai negara yang ekonominya maju. Namun jika kehadiran masyarakat kelas menengah atas tidak dapat diantisipasi dengan pertumbuhan produksi barang dan jasa yang lebih besar dan berkualitas maka akan terjadi hal sebaliknya. Yaitu membesarnya pengeluaran impor barang mewah dan naikya inflasi. Pemerintah harus bijak menciptakan kebijakan ekonomi agar dunia usaha dapat berkembang memenuhi pergeseran permintaan masyarakat kelas menengah atas. Ketiga, keadaan ini membuka kesempatan bagi dunia usaha untuk membuka usaha baru bagi memenuhi pergeseran permintaan itu dan menyadarkan pengusaha lainnya agar tetap menyesuaikan diri dengan pergeseran permintaan yang terjadi. Sebenarnya ini sangat positif bagi menciptakan lapangan kerja baru sehingga mendorong perkembangan sektor pendidikan. Namun pendidikan yang diperlukan bukan lagi menciptakan ilmuwan murni (scientist) tapi pendidikan yang mampu menciptakan SDM yang berkeahlian kerja (pendidikan kejuruan). Keempat, upaya menciptakan masyarakat kelas menengah atas harus terus dilakukan karena dianggap mampu menjadikan Indonesia sebagai negara maju sepanjang keadaan ini dapat diikuti dengan perkembangan dunia usaha. Kemajuan teknologi, sektor perbankan dan ketenagakerjaan harus mengiringi perkembangan dunia usaha. Namun agar kemajuan negara ini dapat dinikmati oleh setiap anak bangsa pemerintah juga harus menciptakan kebijakan publik yang tepat yang mengandung unsur keadilan bagi bangsa dan dorongan berproduksi bagi dunia usaha. Penulis adalah Guru Besar Emeritus USU, Pemerhati Ekonomi, bhmiraza@gmail.com.

Meneropong Hasil Quick Count Pilgubsu Oleh Fotarisman Zaluchu

APA KOMENTAR ANDA

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

Kemenangan Gatot-Erry sebenarnya adalah kemenangan yang bisa ditebak. Seandainya saja Gatot-Erry tidak melakukan kampanye sekalipun, maka pasangan itu tetap akan menang.

A

khirnya pemungutan suara putaran Pilgubsu 2013 ini usai. Pada tanggal 7 Maret, 10 jutaan warga Sumut yang memiliki hak suara diminta menyalurkanhaksuaranyatersebut.Tidak sampai jauh melewati tengah hari, hasil quick count dirilis oleh dua saluran televisi. Keduanya sama-sama mengumumkan hasil yang tidak jauh berbeda, bahwa pasangan nomor urut 5, H.Gatot Puji Nugroho-H.T.Erryberhasilmemenangikompetisi dengan perolehan suara di 32-an persen. Nomorurutduapasangannomorurut 2, Effendi Simbolon-Djumiran Abdi, disusul pasangan nomor urut 1 Gus IrawanSoekirman. Di posisi keempat, pasangan nomorurut4yaituAmri-REdanperolehan suara terkecil diperoleh oleh pasangan nomor urut 3 Chairuman-Fadly. Hasil quick count ini kelihatannya tidak akan jauhberbedadarirekapitulasiversimanual KPUD Sumut. Lebarnya selisih dengan pasanganlainadalahsalahsatualasannya. Selain itu, hasil-hasil quick count bisanya tidakjauhberbedadenganhasilperhitungan terhadap seluruh populasi pemilih. Dengan demikian, pasangan Gatot-Erry adalah pemenang terpilih Pilgubsu versi quick count. Mengapa Menang Salah pertanyaan yang patut untuk disampaikan adalah, mengapa pasangan ini mendapat kepercayaan dari masyarakat? Salah satu alasannya adalah karena pasanganinimendapatlimpahankepercayaan yang paling signifikan dari kader-kadernyasendiri.Pendukungutamapasangan ini adalah PKS. Selama ini kader PKS dikenal solid dan memiliki logika yang berbasis rasionalitas daripada emosional belaka.SalahsatusurveiSMRCmenunjukkan bahwa pemilih yang loyal terhadap partai ini menduduki persentasi tertinggi dibandingkan dengan partai lain. Memang PKS baru saja didera oleh problema serius berupa tudingan kasus yangmenimpamantanKetuaUmumnya, Lutfi Hasan Ishaq. Namun ternyata, fakta menunjukkanbahwameskikasusituterjadi berdekatan dengan Pilkada di Jabar dan kemudiandisusuldiSumut,loyalitaskader-

kadernyaternyatatidakterpengaruh.Perubahan suara tidak signifikan terjadi pada PKS setidaknya pada dua Pilkada terakhir. Praktis, ini menunjukkan bahwa PKS memang adalah partai modern yang berbasis kepada kaderisasi dan militansi pemilih.Selain itu, dukungan masyarakat dengan suku Jawa kepadanya jelas sangat sulit dibantah. Meski sempat mendapat komplain dari Pujakesuma, Gatot terbukti mampu meraih simpati dari pemilih masyarakat Jawa yang dominasinya cukup signifikan di Sumatera Utara. Yang juga tidak kalah menentukannya adalah posisi Gatot sebagai incumbent. Ia memiliki loyalis yang tidak sedikit di jajaran Pemprov Sumut. Loyalis-loyalis ini tentunyajugainginmemertahankanposisi dan kedudukannya dan karena itu memberikan dukungan-dukungan terhadap program Gatot selama ini. Maka tidak heran jika banyak program Gatot kelihatannya mendapat pencitraan yang sukses di mata masyarakat. Dilihat dari kedekatan kultural,popularitaspasanganinimemang cukup kuat di kawasan dengan kantong suara besar, di antaranya Medan, Deliserdang, Serdangbedagai, Binjai dan Langkat. Namakeduanyacukupdominandikawasan ini, dibandingkan di kawasan lain. Keduanya pun kelihatannya sangat fokus menggarap kawasan ini daripada membuang-buang energi di kantong-kantong yang lumbung suaranya sangat tipis. Kalah Kemenangan Gatot-Erry sebenarnya adalah kemenangan yang bisa ditebak. Seandainya saja Gatot-Erry tidak melakukan kampanye sekalipun, maka pasangan itu tetap akan menang. Mengapa? Suarasuara pemilih yang lain, di luar dari yang memiliki loyalitas kepada Gatot dan di luar suku Jawa, sudah terpecah belah. Dilihat dari suku Batak, maka suaranya sudah terbagi kepada Effendy-Jumiran Abdi, AmriRE(TapanuliTengah,Pakpak,DairiTobasa, Taput dan Samosir) dan kepada Chairuman-Fadly dan Gus-Soekirman (Tapanulis Selatan, Padangsidimpuan, Paluta dan Palas, dan kawasan lainnya). Dilihat dari agama, maka suara kalangan non-muslim sudah terpecah antara memilih Effendy-Jumiran

Abdi dan Amri-RE. Sementara suara yang Muslim non kader PKS jelas-jelas terpecah diantara keempat kandidat lainnya. Selain itu, terdapat kelemahan dari pasangan lain yang justru melemahkan penampilan mereka dan menurunkan simpati masyarakat kepada mereka. Salah satunya pasangan nomor urut 4 yang didukung oleh Partai Demokrat (pasangan Amri-RE). Kedua pasangan ini jelas terpengaruholehisukorupsiyangmengalirkencang akhir-akhir ini.Tidak heran, kandidat yang juga didukung oleh Partai Demokrat di Jawa Barat juga kalah telak. Pasca kehebohan korupsi, partai ini kehilangan kemampuan untuk melakukan konsolidasi gerakan sampai akar rumput. Fokus pada pembenahaninnternaldijajaranDPPmenyebabkan popularitasnya menjadi amburadul. Pasangan nomor urut 3 (ChairumanFadly) yang didukung oleh Partai GolkarPPP jelas pasangan yang kurang populer. Chairuman yang sudah pernah menjajal popularitasnya pada Pilgubsu 2008 lalu, tokoh nasional yang tidak mendapat dukungan suara signifikan. Ini memperlihatkan bahwa kemampuan partai ini membaca situasi tidak begitu baik. Nama Fadly, meski menjadi politisi di parlemen (DPRD Sumut) juga jauh dari dikenal oleh masyarakat Sumut dibandingkan nama-nama lain. Pasangan nomor urut 1 Gus-Soekirman telah melakukan kampanye massal, hanya berada di posisi ketiga. Pasangan nomor urut 2, Effendy-Djumiran yang sebenarnya barulah 3 bulan terakhir terbentuk, banyak mendapatkan dukungan. Darimana suara mereka? Kelihatannya dukungan mayoritas diperoleh Effendy dari kalangan masyarakat Batak dan Nias, serta pada masyarakat pemilih yang mengalihkan suaranya dari Amri-RE. Sayangnya lumbung-lumbung suara di kawasan ini masih kalah jauh signifikan dibandingkan dengan populasi pemilih di kawasan Timur. Satu lagi, pasca gagalnya RE Nainggolan diusung oleh PDI-P, banyak simpatisannya kemudian enggan menyalurkan suara dan memilih berdiam diri. Golput Satu lagi alasan kemenangan GatotErry adalah karena banyaknya suara Golput. Menurut perkiraan, sebanyak 50 persen masyarakat yang memiliki hak suara justru tidak menggunakan hak pilihnya. Dibandingkan dengan simpatisan GatotErry yang lebih loyal memilih dan ingin supaya Gatot-Erry terpilih, simpatisansimpatisan ini kelihatannya adalah pendukungkandidatlainyangloyalitasnya kurang. Maka ketika mereka tidak men-

datangi TPS-TPS, simpatisan Gatot-Erry kemudian menguasai lapangan. Amat disayangkan bahwa distribusi surat undangan memilih memang kurang maksimal disampaikan. Ada budaya masyarakatSumutyangmerasatidakberharga jika tidak diundang. Mereka malu seolah tidak penting dan tidak diperlukan kehadirannya.Kondisipsikologisiniseharusnya disadari oleh KPUD Sumut jika ingin memaksimalkan potensi pemilih.Tahun 2008 lalu, sebanyak 3,5 juta masyarakat tidak menggunakan hal pilihnya.Tahun ini, jika prediksi tadi benar, maka sebanyak 5 juta masyarakat tidak menggunakan hak pilihnya, meski hari pemilihan dilaksanakan padahariyangdiliburkan.Karenaitu,GatotErry sesungguhnya bisa menang meski mereka tidak melakukan apa-apa sekalipun. Penulis adalah Alumni University of Leeds di UK, Bekerja Sebagai Peneliti Dan Pengajar

Pengumuman Redaksi menerima kiriman karya tulis berupa artikel/opini, surat pembaca. Kirim ke alamat redaksi dengan tujuan‘RedakturOpiniWaspada’dengan disertai CD atau melalui email: opiniwaspada@yahoo. com. Panjang artikel 5.000-10.000 karakter dengan dilengkapi biodata penulis dan kartu pengenal (KTP). Naskah yang dikirim adalah karya orisinil, belum/tidak diterbitkan di Media manapun.Tulisan menjadi milik Waspada dan isi tulisan menjadi tanggungjawab penulis.

SUDUT BATUAH * Apatis penyebab Golput tinggi - Apalagi pemenangnya sudah bisa ditebak * Gubsu terpilih diharap peduli pada pekerja - Jangan lupa janji * Anas tak punya nyali ungkap kasus korupsi - Padahal lembaran pertama sudah bikin gerah

oel

D Wak


Luar Negeri

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

A9

Bentrokan Di Sabah:

Jenderal Senior Sulu Tewas LAHAD DATU, Sabah (Was-pada): Polisi Malaysia yakin mere-ka telah membunuh Panglima Musa, salah seorang jenderal se-nior dalam kelompok bersenjata pendukung Sultan Sulu, yang menduduki Lahad Datu di Sabah, Malaysia, demikian menurut laporan The Star Senin (11/3). Mayatnya termasuk di antara 18 jenazah yang dibawa ke RS Lahad Datu untuk menjalani pemeriksaan.“Salahsatudari18mayatyangdibawakeRSLahadDatu diperkirakanMusa,”kataASPHussien Omar Khan, kepala bagian Forensik untuk Operasi Daulat. Polisi Malaysia melaporkan, telah menembak mati seorang remaja dan melukai seorang pria pada Minggu, sehingga jumlah korbanjiwamenjadi62orangsaat pasukan keamanan Malaysia terus meluncurkan serangan untuk mengakhiri serangan penyusup Filipina di Sabah, Malaysia. KepalaPolisiIsmailOmarmengatakan, remaja berusia antara 12-15 tahun tewas ketika polisi merasakan adanya gerakan di balik semak-semak dan melepaskan tembakan ke arahnya saat mereka menggeledah lima orang di desa Sungai Bilis. Dia mengatakan mayat-mayat dari para militan tersebut dibawa dari KampungTanjung Batu di Felda Sahabat, kira-kira 130 km dari Lahad Datu, telah membusuk tetapi pasca-mortem akan tetap dilakukan oleh ahli patologi dari Rumah Sakit Penang. Musa termasuk di antara kelompokSuluyangmenyusupmelalui perairan Malaysia dan memasuki Kampung Tanduo. Dia terbunuhdalamsatutembakmenembak yang mengakibatkan 31 militan lainnya tewas. Kepala PolisiLahadDatuShamsudinMat mengatakan meski mereka yang tewas itu musuh negara, upacara shalat jenazah akan diselenggarakanpadasatutanggalyangakan diputuskan. “Karena mereka juga ber-

agama Islam, kita harus bertanggungjawab untuk melaksanakan upacara keagamaannya sebelum mereka dikuburkan,” katanya. Sementara itu, Menteri Dalam Negeri Hishamuddin Tun Hussein mengatakan, operasi terhadap kelompok bersenjata Sulu itu akan dihentikan setelah dipastikan semua mereka tertangkap atau tewas. Hishamuddin mengatakan pemerintah akan mempertimbangkan penghentian operasi untuk memungkinkan mereka keluar dari Sabah jika mereka menyerahkan diri tanpa syarat. “Hanya ini yang dapat kami janjikan kepada masyarakat, teristimewa pada para janda para pahlawan kita,”katanyasetelahmengunjungi Sumiati Suara, 51, yang suaminya Sersan Baharin Hamit, tewas di Kampung Simunul 2 Maret lalu. Polisi Malaysia gagal meringkuspimpinanKesultananSuluyang masuk ke wilayah Sabah sejak 9 Februarilalu.Namunpihakkepolisianberhasilmenangkap33pengikut lainnya. Agbimuddin Kiram, adik Sultan Sulu Jamalul Kiram III, diyakini bersembunyi di sebuah pemukiman di Kampung Pinggir Bakau. Bersama beberapa pengikutnya yang lain, Agbimuddin bersembunyisetelahmelarikandiri dari KampungTanduo yang sempat mereka duduki. Polisi Malaysia sebelumnya melakukan operasi penyisiran di Kampung Pinggir Bakau yang diperkuat 100 pasukan. Namun kedatangan polisi sepertinya sudah bocor dan menyebabkan Agbimuddin berhasil melarikan diri. Demikian diberitakan The New Straits Times, Senin.

Polisi Mesir Mogok, Kondisi Keamanan Tambah Buruk KAIRO, Mesir (Antara/Xinhua-OANA): Polisi di berbagai gubernuran di seluruh Mesir mogok selama beberapa hari belakangan, dan mengeluhkan terulangnya bentrokan berdarah seperti yang terjadi sebelum kejatuhan presiden Hosni Mubarak. Polisi mengeluh mereka kembali harus berhadapan dengan pemrotes anti-pemerintah, perusuh dan kadangkala pengikut kelompok terlarang padahalan mereka hanya diperkenankan menggunakan gas air mata dan semprotan air dalam menghadapi perusuh. Lebih dari 50 kantor polisi di seluruh negeri itu menutup gerbang mereka dan pasukan keamanan pusat yang ditugasi menghadapi perusuh melakukan pemogokan di berbagai gubernuran. Mereka menuntut pemecatan menteri dalam negeri dan dilengkapi dengan senjata penangkal yang diperlukan agar mereka bisa menangani pelanggar hukum, penjahat dan perusuh, melindungi warga dan harta serta memelihara keamanan di negeri tersebut. Sebagian ahli keamanan percaya polisi yang melancarkan protes itu memiliki hak untuk mogok sebab mereka tak bisa mengendalikan aksi kejahatanyangdilakukanselamaprotesanti-pemerintah.Masalahnya ialahsebagianpenjahatbersenjatayangdisewadanpelanggarhukum bersembunyidiantarapemrotesuntukmenghasutkerusuhansementara personel polisi bertangan kosong menghadapi mereka. “Pemogokan oleh polisi normal di tengah kekacauan politik saat ini sebab penjahat bersembunyi dalam protes dan menggunakan senjata api dan senjata lain terhadap pasukan keamanan,” kata ahli keamanan Jenderal Salah Samak kepada Xinhua Senin (11/3). Dia menyesalkan apa yang ia gambarkan sebagai “kedok politik” yang diberikan oleh oposisi kepada agresi para perusuh selama protes.

Italia Konfirmasi Tewasnya Tujuh Sandera Asing Di Nigeria ROMA, Italia (Antara/Xinhua-OANA): Kementerian Luar Negeri Italia mengkonfirmasi tujuh sandera —yang diculik di Nigeria pada Februari— telah tewas sebagaimana dikatakan oleh gerilyawan. “Pemeriksaan yang dilakukan melalui kerja sama dengan negara lain membuat kami percaya berita mengenai tewasnya sandera yang diculik bulan lalu di Nigeria beralasan,” demikian isi pernyataan dari kementerian tersebut. Jaksa penuntut umum di Roma telah melakukan penyelidikan mengenai kasus tersebut, demikian laporan setempat pada Minggu (10/3) sore. Semua ketujuh pekerja itu —yang dibawa dari Negara Bagian Bauchi, Nigeria utara, pada 16 Februari dan terdiri atas empat warganegara Lebanon dan satu masing-masing dari Inggris, Yunani serta Italia— tewas oleh kelompok gerilyawan yang dikenal dengan nama Ansaru. Kelompok tersebut memiliki hubungan dengan al Qaida dan telah mengaku bertanggung-jawab. Korban berkebangsaan Italia, Silvano Trevisan, adalah insinyur yang berusia 69 tahun dari Wilayah Lombardy, Italia barat-laut, dan telah bekerja di luar negeri selama bertahun-tahun. “Itu adalah aksi kejahatan teror, yang dikutuk keras oleh Pemerintah Italia dan menjadi satu-satunya penjelasan bagi kekerasan kejam dan membabi-buta,” kata pernyataan itu sebagaimana dikutip Xinhua. Kementerian tersebut juga membantah pernyataan oleh Ansaru bahwa para sandera dibunuh sebelum atau selama operasi militer oleh pasukan Nigeria dan Inggris. Kementerian itu menyatakan,“Tak adacampurtanganmiliteryangbertujuanmembebaskanparasandera.”

Warga Saudi Marah Dengan Tuntutan ‘Uang Darah’ 12 Juta Riyal MANAMA, Qatar (Waspada): Warga Arab Saudi mendesak pemerintah agar mengenakan satu batas jumlah ‘uang darah’ (uang yang dituntut keluarga korban pembunuhan untuk meringankan hukuman pelaku pembunuhan) diberikan kepada keluarga atau anggota keluarga dekat dari orang yang tewas. Mereka mengatakan bahwa praktek tersebut telah disalahgunakan. “Kita perlu memiliki pagu untuk menghindari tragedi yang berlangsung saat ini,” kata seorang blogger di situs Sabq. “Keluarga korban harus mengampuni pelakunya, meminta jumlah yang masuk akal atau menolak untuk memaafkannya. Pilihan untuk meminta sejumlahuangyangluarbiasaharusdikesampingkandanpemerintah harus turun tangan, kata blogger menulis di situs tersebut. WargaSaudimenunjukkanreaksimarahmendengarberitabahwa seorang ayah telah meminta 100 juta riyal Saudi untuk mengampuni pembunuh putranya. Sang ayah, yang dihubungi beberapa tokoh suku terkemuka, telah setuju menurunkan jumlah uang darah itu menjadi 80 juta riyal dan lambat-laun menurunkannya jadi 45 juta riyal. Namun, banyak warga Saudi mengatakan bahwa jumlah itu juga terlalu tinggi dan tidak boleh diterima, dengan alasan bahwa itu mirip pemerasan dan perdagangan manusia hidup.(an/m10)

Namun operasi tersebut bukantanpahasil.PolisiMalaysiaberhasilmenangkap33orangpengikut KesultananSulu,termasukempat orang yang terlibat dalam baku tembakdalaminsidendiSimunul 2 Maret lalu yang menewaskan enam polisi Malaysia serta enam orang pengikut Kesultanan Sulu. Polisi juga menahan empat orang perempuan yang dianggap menjadi “mata dan telinga” bagi pengikut Kesultanan Sulu. Keempat perempuan itu diketahui menyediakan makanan bagi Agbi-

muddin selama dalam masa persembunyiannya. PengikutKesultananSuluyang memasukiwilayahSabah,Malaysia menimbulkankecurigaanbahwa loyalisKesultananSulu,membuat terowongan rahasia menuju Malaysia. Namun kecurigaan itu dibantah oleh pihak berwenang Malaysia. Filipina turun tangan Seorang pemimpin KesultananSulumenemuipejabatsenior pemerintah Filipina Senin (11/ 3) untuk membahas kemungki-

nan cara penyelesaian krisis berdarah di Sabah, Malaysia, yang dimulai ketika saudaranya dan 200 orang lainnya menyusup ke satu desa di negara bagian Malaysia itu guna menghidupkan kembali tuntutan wilayahnya di sana. Esmail Kiram II mengatakan kepada The Associated Press bahwadiamemberitahuMenteriDalam Negeri Mar Roxas di Manila bahwaMalaysiaperlumenyetujui gencatansenjatauntukmemungkinkan penyelesaian kebuntuan di Sabah yang memicu krisis ke-

amanan terburuk dalam beberapa tahun ini antara kedua negara bertetangga di Asia Tenggara itu. DiadanRoxasmenolakmemberikan rincian lain dari pembicaraan di balik pintu tertutup tersebut, yang disertai beberapa anggota klan Kiram lainnya. PMMalaysiaNajibRazaksebelumnyamenolakseruangencatan senjatadanmenuntutadikSultan Sulu,Agbimuddin,yangmemimpininvasikeSabahbulanlalu,untuk meletakkansenjatadanmenyerah tanpa syarat. (thestar/m10)

Sindikat Gunakan Bandara Sebagai Transit Narkoba KUALA LUMPUR, Malaysia (Antara): LapanganTerbang Sultan Mahmud (LTSM) di Kuala Terengganu dijadikan tempat transit penyelundupan narkoba oleh sindikat internasional yang akan diedarkan di kawasan pantai barat Malaysia. Taktik baru sindikat peredaran narkoba itu terungkap setelah polisi menangkap dua warga negara India di bandara tersebut berserta 10 kg lebih narkoba jenis ketamin senilai 813.000 ringgit (sekitar Rp2,5 miliar). Kepala Bagian Penegakan Hukum Pabean Terengganu, Mat Jusoh Botok, seperti dikutip sebuah harian terbitan Kuala Lumpur, Senin (11/ 3), mengatakan, dalam penangkapan pertama Selasa pukul 16:00 waktusetempat,seorangwanitaberusia52tahunditahanditerminal kedatangan LTSM. “Pemeriksaan atas bagasi wanita tersebut menjumpai satu bungkusan berisi serbuk putih narkoba seberat 5,08 kg yang disembunyikan dalam sebuah ruang khusus,” katanya. Setelah penangkapan wanita tersebut, polisi menahan seorang lelaki dengan gerak-gerik mencurigakan yang tiba dengan pesawat yang sama.Lelaki tersebut sempat naik taksi namun berhasil ditahan di SeberangTakir. Setelah digeledah, pihak berwenang menemukan serbuk putih narkoba seberat 5,765 kg di tas miliknya.

Myanmar Dan Pemberontak Kachin Perbarui Perundingan YANGON, Myanmar (Antara/AFP): Pemerintah Myanmar Senin (11/3) bertemu dengan pembero-ntak Kachin untuk memperbarui pembicaraan perdamaian di China, kata seorang analis, saat para pesaing itu berusaha untuk menyelesaikan konflik etnis yang telah merusak reformasi.Para perwakilan Organisasi Pembebasan Kachin (KIO) - dan sayap bersenjatanya KIA - bertemu dengan para pejabat pemerintah yang dipimpin oleh Menteri Kantor Presiden Aung Min di kota perbatasan China, Ruili. “Saya pikir pertemuan ini mungkin sedikit lebih produktif daripada sebelumnya (pada Februari), meskipun kita tidak bisa berharap terlalu banyak,” kata Aung Kyaw Zaw, seorang pengulas yang memiliki hubungan dekat dengan KIO yang memantau pembicaraan di Ruili. “Tentara Myanmar belum mundur dari Negara Bagian Kachin,” katanya. Belasan putaran perundingan antara pemerintah dan Kachin sejak 2011 telah goyah dengan adanya pertempuran yang terus merenggut nyawa di kedua pihak, dan kelompok-kelompok hak asasi manusia menuduh tentara Myanmar melakukan pelangga-ran.

The Associated Press

MASYARAKAT mengikuti satu upacara hening cipta untuk mengenang para korban bencana gempa dan tsunami yang terjadi 11 Maret 2011 lalu dalam acara di satu lapangan di Tokyo, Jepang, Senin (11/3). Jepang menandai ulangtahun kedua bencana yang menelan korban 19.000 tewas atau hilang itu Senin.

Jepang Peringati Dua Tahun Bencana Gempa Dan Tsunami TOKYO, Jepang (AP): Jepang memperingati bencana gempa bumi dan tsunami 11 Maret 2011 dengan memberikan penghormatanterhadapparakoban.Bencana tersebut yang disusul krisis tenaga nuklir, bencana yang lebih parahketimbangdampakPerang Dunia II di negeri itu. Sebanyak 19.000 korban meninggal akibat bencana tersebut dan 315.000 lainnya mengungsi karena hunian mereka rusak dan hilang akibat tsunami maupun merekayang menghindariradiasi akibat kerusakan pada pusat pembangkit nuklir di daerah bencana. Gempa dengan magnitude 9,0 skala Richter mengguncang wilayah utara Jepang pada pukul 02:46 sore dan memicu tsunami setinggi 30 meter yang menyapu kawasan permukiman di Fukushima dan sekitarnya. Dinding air setinggi 13 meter juga menghantam instalasi pembangkit listrik Jepang, Tepco di pusat pembangkit tenaga nuklir Daiici, Fukushima, sehingga memutus pasokan listrik, merusak generator cadangan dan melumpuhkan sistem pendingin nuklir. Tiga reaktor nuklir meleleh danmenjadikannyasebagaikecelakaan terburuk sedunia setelah kasus kebocoran nuklir Chernobyl tahun 1986. Bencana berurutanitumencengangkanbangsa

yang merasa siap menghadapi bencana dan yakin bahwa tenaga nuklir yang menjadi 30 persen sumber listrik mereka, adalah energi yang bersih, aman dan murah. Dua tahun setelah bencana berlalu, kini sekitar 300 ribu pen-

duduk masih tinggal di rumah penampungansementara.“Kami beradadipersimpanganjalanuntuk memutuskan tindakan apa yang harus diambil dan akan berbuat apa untuk hidup,” kata Sakari Minato, penyalur otomotif di prefektur Iwate, yang kini

Al-Qaida Nyatakan Bunuh 48 Tentara Syria Di Irak BAGHDAD, Irak (AP): Satu kelompok al Qaida menyatakan bertanggungjawab atas pembunuhan 48 tentara Irak dan sembilan pengawal Iran di barat Irak. SITE Intelligence Group yang bermarkas di Amerika Serikat, yang memantau forum militan, mengatakan, says al-Qaida di Irak telah mengeluarkan satu pernyataan di website militan tersebut Senin (11/3) yang menjelaskan tentang serangan tersebut. Pasukan Syria yang berusaha mengungsi di utara Irak selama bentrokan akhir-akhir ini di negara mereka dan dikawal kembali ke Syria melalui satu perbatasan untuk menyeberang lebih jauh ke selatan, di provinsi Anbar, barat Irak, ketika mereka dihadang. Serangan itu kemungkinan dikoordinasi antara al-Qaeda cabang Irak dan sekutu seideologi mereka di Syria, yang berjuang di pihak pemberontak. Konflik Syria dimulai dengan protes antirezim pada Maret 2011 dan kemudian meningkat menjadi perang saudara. PBB mengatakan conflict began with anti-regime protests in March 2011 and later spiraled into civil war. The UN says more than 70,000 people have been killed so far. Dari Beirut, Lebanon, dilaporkan para aktivis Syria mengatakan pemberontakyangbentrokdenganpasukanpemerintahdikawasan titik api perlawanan pemberontak di Syria Tengah, sehari setelah pejuang oposisi memasuki daerah. Observatorium HAM Syria yang berbasis di Inggris mengatakan pasukan pemerintah menembakkan senapan mesin berat dan melancarkan serangan udara untuk mengusir para pemberontak Senin (11/3) dari lingkungan Amr Baba dari Homs.(m10)

Tersangka Pemerkosa Dan Pembunuh Mahasiswi Delhi Gantung Diri Di Penjara NEW DELHI, India (AP): Pengemudibusyangkendaraannya dipakai oleh gerombolan pemerkosa untuk menodai seorang mahasiswi muda kemudian membunuhnya akhir Desember lalu, ditemukan tewas gantung diri di sel penjara Tihar di New Delhi, Senin (11/3). Televisisetempatmelaporkan Ram Singh, adalah tersangka utama dari lima tersangka pemerkosaan,saatinisedangdalamproses peradilanatasdugaanmenyerang gadis berusia 23 yang sedang magang sebagai petugas terapi fisik. Kematian Singh mengundang tandatanya di kalangan keluarga korban dan kasus perkosaan itu mendapat sorotan luas secara nasional dan menimbulkan perdebatan seru mengenai perlawanan atas kejahatan terhadap perempuan. Para pejabat di penjara Tihar di pinggiran kota New Delhi mengatakan pengemudi bus Singh menggantung dirinya sendiri dengan tali yang terbuat dari pakaiannya.NamunorangtuaSingh mengatakan tidak ada jalan bagi putranyadapatmenggantungdiri

dan dia telah diberitahu putranya itu bahwa keselamatannya terancam, sementara pengacaranya mengatakan kematian Singh itu merupakan pembunuhan. Singh, salah satu dari enam orang yang saat ini menjalani peradilan atas tindakan mereka, memperkosa dan membunuh denganbrutalseorangmahasiswi sehingga mengundang reaksi keras dari berbagai kalangan masyarakat India yang menuntut agar hukuman perkosaan diperberat. Dia ditemukan telah jadi mayat sekitar pukul 05:15 dinihari di dalam sel penjara. Dia mengikat satu demi satu sobekan bajunya dan menggunakan langit-langit bangunan sel untuk tempat menggantung dirinya,” kata petugas penjara Sunil Gupta. Dia mengatakan seorang hakim pengadilan mulai memeriksa sekitar kematian Singh, yang berusia 30an tahun. AyahkorbanperkosaanSingh mengatakan jelas pihak berwenang lalai sehingga tanpa diketahui Singh melakukan bunuhdiri. “Kami tidak mengerti bagaimana polisi bisa gagal melindungi Ram Singh. Mereka tahu dia adalah

pelaku dan tersangka utama dalamkasusperkosaandanpembunuhanputrisaya,”kataayahkorban, yangtidakingindisebutkannamanya karena alasan hukum. Ibu korban mengatakan dia terkejut mendengar tersangka pelaku kejahatan brutal atas putrinya melakukan bunuhdiri. “Saya hanya ingin keadilan untuk kasus putri saya,” katanya. Singh telah melakukan penampilan regular di satu pengadilan New Delhi di mana dia menghadapituduhanpembunuhan, perkosaan dan penculikan yang telah memicu protes jalanan dan tuntutan perlindungan ekstra bagi kaum wanita. Empat orang lainnya teman Singh juga menghadapi tuduhan perkosaan dan pembunuhan berkelompok dan jika terbukti maka mereka dapat menghadapi hukuman mati. Mereka semua membela diri, tidak bersalah dalam persidangan. Seorang tersangka keenam, yang berusia 17 tahun, kini menjalani peradilan di pengadilan remaja di mana dia dapat menghadapihukumanmaksimumtiga tahun penjara.(m10)

menghuni rumahnya yang hancur akibat tsunami. “DiTokyoekonomimembaik ditandai dengan naiknya harga saham, tetapi perlu waktu lama untuk mendapat dampaknya di daerah pinggiran,” katanya mengacupadalonjakanhargasaham sejak PM Shinzo Abe menduduki jabatan,Desembertahunlaludan berjanji akan memperbaiki ekonomi Jepang. PM Abe bersumpah akan mempercepat pembangunan di negaranya yang sempat diserang bencana alam dan krisis nuklir dua tahun yang lalu. Abe juga mengatakan,Jepangakanmenjadi semakin kuat. “Leluhur kita menghadapi banyakmasalahdansetiapwaktu, kita pun menjadi semakin kuat,” ujar Abe dalam peringatan dua tahun tragedi bencana nuklir Fukushima Senin. “Kami berjanji untuk belajar dari mereka dan bergerak maju dengan saling bergandeng tangan,” tegasnya. Dua tahun usai bencana maut itu terjadi, wilayah yang terkena bencana itu masih belum pulih. Industri dan pertanian juga lumpuh total dan tidak produktif. Sekira 300 ribu warga pun masih belum bisa pulang ke tempat tinggalnya. Abe pun menegaskan kembali komitmennya mengenai percepatan proses rekonstruksi wilayah yang hancur itu. Selain itu, Pemerintah Jepang ikut menambah dana rekonstruksi. “Rekonstruksi ini adalah peperangan melawan waktu. Kabinet akan mempromosikan rekonstruksi yang dapat dirasakan warga,” tegas Abe.(bbc/ok/m10)

Pangeran Kamboja Bantah Gabung Dengan Oposisi PHNOM PENH, Kamboja (Antara/Xinhua-OANA): Pangeran Kamboja Norodom Ranariddh, putra mendiang mantan Raja Norodom Sihanouk, Senin (11/3) membantah bahwa dia akan kembali ke dunia politik. Bantahan tersebut dilakukan setelah media setempat pada Minggu melaporkan bahwa pangeran akan bergabung dengan oposisi yang baru terbentuk, Partai Penyelamatan Nasional Kamboja (CNRP) dalam status sebagai ketua umum kehormatan dan calon anggota parlemen dalam pemilihan parlemen pada 28 Juli. “Ini tidak benar bahwa pangeran akan kembali ke dunia politik,” kata Pen Sangha, seorang pejabat dekat dengan Pangeran Norodom Ranariddh, kepada Xinhua melalui telefon Senin.

2.800 Bangkai Babi Cemari Sungai Pemasok Air Shanghai SHANGHAI, China (AP): Suatu lonjakan pembuangan bangkai babi dari hulu Shanghai — ketika ditemukan lebih dari 2.800 babi mati — mengambang memasuki kawasan kota pusat perdagangan China itu sepanjang Senin (11/3). Pembuangan bangkai babi tersebut terjadi menyusul kampanye polisi agar membatasi perdagangan gelap bagian-bagian dari babi sakit. Usaha untuk menjaga babi yang terinfeksi dari meja makan dapat memicu kekhawatiran baru kesehatan, ketika warga Shanghai dan media setempat resah atas kemungkinan kontaminasi pasokan air kota, meskipun pihak berwenang mengatakan tidak terdeteksi adanya kontaminasi. Pihak berwenang telah mengangkat keluar bangkai-bangkai babi yang telah menggembung dan menimbulkan bau busuk, sebagian telah terburai bagian dalam tubuhnya, sejak Jumat — dan gambar menjijikkan dari bangkai dalam laporan berita dan blog online telah menimbulkan kemarahan publik terhadap pejabat setempat. “Yah,selamatidakadamasalahdenganairsungaiiniyangmenjadi sumber air minum, silahkan meneruskan pesan ini, jika anda setuju, untukmemintasekretarispartai,walikotadanparapemimpinotoritas airapakahmerekaakanmenjadiorangpertamayangakanmeminum air yang tercemar itu,” demikian kata pengacara Gan Yuanchun. Senin, para pejabat Shanghai mengatakan jumlah bangkai babi besar dan kecil terus bertambah dan telah mencapai 2.813 ekor. Pemerintah kota, mengacu pada keterangan pihak berwenang, mengatakan kualitas air minum masih belum terpengaruh. Bangkai-bangkai itu kemungkinan sengaja dibuang ke Sungai Huangpu di provinsi Zhejiang, jumlahnya diperkirakan bisa bertambah, demikian Global Times mengutip pernyataan kepala Biro Perlindungan Alam distrik Songjiang, Shanghai. “Kitaharusbertindakcepatmemindahkanbangkai-bangkaitersebut agartidakterjadipencemarandisungai,”katanya. Parapetugassedang menyelidiki kasus tersebut. Sementara itu seorang petugas pada Biro Lingkungan Songjiang menolak memberi komentar. Pemerintah Shanghai menulis pernyataan pada laman mereka denganmenjelaskanbahwapetugassedangmengumpulkanbangkai babi itu dari sungai dan mengawasi secara ketat kualitas air bersih dan sejauh ini tidak terjadi pencemaran. Pencemaran air yang disebabkan oleh sisa pupuk, bahan kimia dan sampah-sampah lain merupakan masalah yang sangat mengkhawatirkan di China. Pemerintah berencana menanamkan modal AS$859 miliar sampai sepuluh tahun mendatang untuk meningkatkan sistem pasokan air bersih.Penemuan bangkai babi pada akhir pekan ini dengan cepat menyebar ke jejaring sosial dan para blogger mengecam pemerintah yang dianggap lamban dalam mengatasinya.(m10)

The Associated Press

PROTES TERHADAP PENGANGGURAN. Para pendemo berpawai ketika mereka memprotes pengangguran dan langkah-langkah penghematan yang dilakukan pemerintah di Madrid, Spanyol, Minggu (10/3). Puluhanribu demonstran berpawai di puluhan kota Spanyol untuk memprotes meroketnya angka pengangguran.


Sport

A10

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

Balas…Barca!

Rabu (13/3) Dinihari Leg I Schalke v Galatasaray Barcelona v AC Milan *SCTV live pkl 02:45 WIB

1-1 0-2

Kamis (14/3) Dinihari Leg I Malaga v FC Porto Bayern Munich v Arsenal *SCTV live pkl 02:45 WIB

0-1 3-1

MADRID (Waspada): Barcelona menatap situasi sulit di Liga Champions musim ini, sebab mesti membalikkan ketertinggalan agregat gol dari AC Milan pada babak 16 besar.

AP

BEK Chelsea David Luiz (kiri) bertarung seimbang dengan bomber MU Robin van Persie di Stadion Old Trafford, Manchester.

Tidak ada pilihan lagi bagi El Catalan selain menemukan performa terbaiknya untuk membalas kekalahan 0-2 pada laga perdana di San Siro Milan, 20 Februari silam. Harus dengan skor lebih telak dalam laga di Camp Nou, yang turut ditayangkan langsung SCTV dinihari nanti mulai pkl 02:45 WIB, supaya Barca tidak mengikuti jejak Manchester United yang sudah disingkirkan Real Madrid pada tahapan sama. MU merupakan tim yang dikalahkan Lionel Messi cs pada final 2009 dan 2011. “Saya masih cukup optimis, meskipun kami menelan kekalahan 0-2 pada leg pertama,” klaim gelandang senior Xavi Hernandez di situs resmi Barcelona, Senin (11/3). Xavi pun membeberkan resep timnya untuk membalas Milan sekaligus membalikkan keadaan. Menurut playmaker Spanyol itu, El Blaugrana harus unggul lebih dulu dan tampil menyerang sejak kick-off. Xavi menilai, itu menjadi solusi efektif guna melumpuhkan permainan I Rosonerri. Juga tidak boleh membuat kesalahan sendiri dan wajib unggul penguasaan bola. “Dalam momen tertentu, mereka bisa mencetak gol. Milan tangguh saat duel bola-bola lambung. Mereka bisa mengambil keuntungan dari kesalahan yang kami buat,” jelas Xavi. “Kami harus cermat dan tidak boleh terlalu sering kehilangan bola dan memiliki visi

permainan yang jelas saat menyerang. Kami mesti mengantisipasi serangan balik Milan,” katanya menambahkan. Segala kemungkinan memang bisa saja terjadi di Camp Nou. Masih ada 90 menit, bahkan 120 menit untuk mengubah situasi. Bek raksasa Gerard Pique bahkan sangat optimistis Barca bakal membalas I Rossoneri. “Milan sangat kompetitif dengan histori yang luar biasa dan kami sadari bahwa nanti bakal menjadi laga menyulitkan. Kami bakal bermain di Camp Nou dengan kondisi tertinggal 0-2 dan kami harus berjuang demi membalikkan keadaan,” ucap Pique. “Kami bakal tampil menyerang sepanjang laga, yang merupakan ciri khas permainan kami. Kami berharap bisa menang 3-0,” tekad Pique. Dia juga mengaku rinduk kehadiran sosok entrenador Tito Vilanova, yang absen mendampingi Barca, karena mesti menjalani masa pemulihan atas penyakitnya. “Kami sangat merindukan, kami percaya kepadanya dan mencintainya. Kami tengah dalam situasi yang cukup sulit saat ini tanpa dirinya, layaknya sebuah perusahaan tanpa pemimpin,” papar Pique, AP

itu.

Komentar itu dikumandangkan Mancini setelah pasukannya merebut tiket empat besar dengan menggasak Barnsley 5-0 akhir pekan lalu di Etihad Stadium. Bahkan lawan impian Citizens, Setan Merah MU, rawan tersingkir setelah gagal mengamankan keunggulannya hingga ditahan Chelsea 2-2 pada laga perempatfinal di Old Trafford Stadium. Hasil laga Minggu (Senin WIB) itu, memaksa kedua tim melakoni laga ulang di Stamford Bridge. United unggul lebih dulu di babak pertama lewat gol Javier ‘Chicharito’ Hernandez menit lima dan Wayne Rooney menit 11. Tapi The Blues bangkit membalas di babak kedua dengan gol indah Eden Hazard menit 59 serta Ramires menit 68. “Kami beruntung masih bisa bermain di Piala FA. Kami kelelahan dan Chelsea merupakan tim yang lebih baik di babak kedua. Laga menguras tenaga melawan Real Madrid jelas

Agenda Semifinal 13-14 April Millwall (II)/Blackburn (II) v Wigan Athletic Manchester United/Chelsea v Manchester City mempengaruhi hasil akhir laga hari ini,” dalih Alex Ferguson. Dia juga menolak pergantian pemain yang dilakukan pelatih Chelsea Rafael Benitez mengubah jalannya laga. Menit 52 Benitez memasukkan Eden Hazard untuk menggantikanVictor Moses, hasilnya bintang Belgia itu langsung memotori kebangkitan London Blues. “Mereka berpikir sudah mengubah laga karena mengganti pemain. Jika segala sesuatunya berjalan baik, tentu saja mudah mengatakan hal tersebut. Tapi saya rasa ini terjadi karena kami sangat kelelahan,” tegas Sir Fergie. Benitez balas menyindir musuh lamanya itu dengan mengatakan, tidak percaya kegagalan United karena faktor kelelahan. “Maaf, saya pikir kalian bercanda. Mereka main pada Selasa (di kandang) dan kami

main Kamis di Rumania. Saya tidak mengira bahwa kelelahan menjadi alasan,” tepisnya melalui Sportsmole, Senin (11/3). MU dipecundangi tamunya Real Madrid 1-2 pada 5 Maret di leg kedua babak 16 besar Liga Champions, dua hari sebelum Chelsea menyerah 0-1 di markas Steaua Bucharest pada leg pertama babak 16 besar Liga Europa. “Mereka memiliki segala sesuatu yang disukai, mereka mentas di kandang sendiri. Mereka bermain pada Selasa, sementara kami datang dari Rumania dan harus bertandang lagi,” jelas Benitez. “Tapi kami masih dapat memainkan pertandingan hebat. Saya sungguh senang dengan para pemain,” tambah mantan manajer Liverpool dan Inter Milan itu. (m15/okz/sm/espn)

Klasemen Liga Premier Man United 28 23 2 3 68-31 Man City 28 17 8 3 51-24 Tottenham 29 16 6 7 51-36 Chelsea 28 15 7 6 56-30 Arsenal 28 13 8 7 53-32 Liverpool 29 12 9 8 56-36 Everton 28 11 12 5 44-35 West Brom 29 13 4 12 40-38 Swansea 29 10 10 9 40-36 Fulham 28 8 9 11 39-44 Stoke 29 7 12 10 27-35 West Ham 28 9 6 13 32-41 Newcastle 29 9 6 14 40-50 Norwich 29 7 12 10 27-45 Sunderland 29 7 9 13 32-41 Southampton 29 6 10 13 39-51 Aston Villa 29 6 9 14 28-54 Wigan 28 6 6 16 33-55 Reading 29 5 8 16 35-56 QPR 29 4 11 14 24-45

71 59 54 52 47 45 45 43 40 33 33 33 33 33 30 28 27 24 23 23

Getty Images

Gerrard Kedepankan Suarez LONDON (Waspada): Steven Gerrard memberikan pukulan terhadap upaya Tottenham Hotspur menembus Liga Champions musim depan. Menjamu Spurs pada matchday 29 Liga Premier di Stadion Anfield, Minggu (Senin WIB), kapten Liverpool itu mencetak gol melalui eksekusi penalti yang membuat timnya menang 3-2. Gerrard (foto kanan) menjadi bintang kemenangan The Reds, namun sang kapten malah mengedepankan striker Luis

Suarez (foto kiri), yang membuka keunggulan tim tuan rumah menit 21. “Jika Suarez tidak memenangkan penghargaan musim ini, dia akan menjadi pemain terbaik yang tidak pernah menang,” beber Gerrard. Suarez sudah megoleksi 22 gol di Liga Premier dan telah menciptakan 29 gol dari 39 penampilannya musim ini bersama Anfield Gank. Penghargaan pemain terbaik Inggris tahun ini bisa saja menjadi milik Suarez, namun dia pernah tersandung kasus rasisme dan dikenal suka diving. Peluang penyerang Uru-

guay itu akibatnya di bawah winger Spurs Gareth Bale, yang kini dianggap sebagai bintang terbaik Premiership. Namun bek veteran Liverpool Jamie Carragher mengklaim, Suarez masih lebih bagus. “Gareth Bale menunjukkan bakat hebatnya hari ini, sentuhan yang fantastis dan umpan silang berujung gol, tapi Luis Suarez bintangnya malam ini,” beber Carragher, seperti kutip dari Goal, Senin (11/3). Gol The Lilywhites di Anfield justru diborong bek Jan Vertonghen menit 45 dan 53, bukannya oleh Bale. Liverpool membuat kedudukan menjadi

2-2 melalui Stewart Downing menit 66, lantas tiga poin dipastikan oleh tendangan 12 pas Gerrard menit 82. “Karakter yang dipelihatkan Liverpool luar biasa. Di awal musim pada partai keras seperti ini biasanya Liverpool tidak bermain memuaskan. Namun semakin lama kami bekerja keras, tim ini semakin melebur,” puji manajer Brendan Rodgers. “Liverpool mulai mampu mengembalikan keangkeran Anfield. Saya pikir aksi pemain sangat brilian melawan tim kuat seperti Tottenham, tren ini harus berlanjut,” harap Rodgers. (m15/goal/rtr/afp)

“Tapi kami bakal mengatasi ini semua dan yang terpenting kesehatan dia. Kami takkan

memberikan tekanan kepadanya dan kami bakal sabar menunggu hingga dirinya mem-

baik,” ujarnya lagi. (m15/vvn/ marca/uefa)

Rossoneri Janji Lebih Baik MADRID (Waspada): Juara tujuh kali Piala/Liga Champions, AC Milan, berada di atas angin setelah menggunduli Barcelona 2-0 pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions. Namun mereka mesti siap menghadapi tantangan publik Camp Nou dinihari nanti pada leg kedua. “Kami akan bermain lebih baik di Barcelona dibanding saat berlaga di kandang,” janji allenatore Massimiliano Allegri, seperti dilansir Reuters, Senin (11/3). Hanya saja striker Giampaolo Pazzini harus absen karena cedera kaki saat laga melawan Genoa, Jumat lalu, yang dimenangkan I Rossoneri 2-0 di Liga Seri A. Mario Balotelli juga tidak bisa main, sebab di penyisihan grup sudah mem-

Pupuslah Final Impian Citizens LONDON (Waspada): Hasil undian semifinal Piala FA, Minggu (Senin WIB), mempertemukan Manchester City dengan pemenang parta Chelsea melawan Manchester United. Berarti pupuslah final impian manajer City Roberto Mancini, yang ingin melihat juara bertahan Liga Premier itu bertemu MU besutan Sir Alex Ferguson di Stadion Wembley, Mei mendatang. “Saya tidak tahu siapa yang akan kami hadapi, bisa saja United, Chelsea atau Wigan di babak semifinal atau final Piala FA musim ini. Saat mentas di semifinal, Anda pasti akan menghadapi tim bagus,” jelas Mancini. “Duel final antara United melawan City akan sangat sempurna. Sebab dalam dua tahun terakhir, kedua tim sekota ini merupakan klub terbaik di Inggris,” tambah pelatih asal Italia

AP

PLAYMAKER Barca Xavi Hernandez ((kiri) optimis dapat menawarkan pesta Sulley Muntari cs di Camp Nou.

bela Manchester City. Stephan El Shaarawy (foto) pun kemungkinan menjadi pilihan utama di garis serang skuad Allegri. Pelapisnya Bojan Krkic, mantan bomber Barca yang kalah bersaing dengan Lionel Messi, Pedro Rodriguez serta David Villa. Menurut bek kiri Milan Kevin Constant, timnya tidak akan menerapkan permainan bertahan, meskipun diuntungkan dengan keunggulan agregat 2-0 dan tanpa penyerang terbaiknya di Camp Nou. “Kami tahu pertandingan Selasa akan berbeda dari leg pertama. Kami memulai duel dengan keunggulan 2-0, tapi kami tidak akan ke sana dan hanya bertahan. Kami berusaha memenangi laga,” klaim Constant.

“Barcelona akan mengandalkan penguasaan bola, jadi ketika kami mendapat kesempatan, kami harus memanfaatkannya dan mencetak gol. Kami tidak boleh meremehkan tim terbaik di dunia,” katanya lagi. Allegri pun bisa sedikit tenang, mengingat dua pemain andalannya yang sebelumnya dibekap cedera, kini telah pulih. Gelandang Kevin Prince Boateng dan bek Philippe Mexes ikut serta dalam skuad Il Diavolo. Milan juga membawa sejumlah pemain terbaiknya seperti Antonio Nocerino, Riccardo Montolivo dan Sulley Muntari untuk meredam permainan menyerang Blaugrana sejak dari lapangan tengah. (m15/ant/rtr/espn)

Bayern Simpan Schweinsteiger BERLIN (Waspada): Bayern Munich akan menyimpan gelandang senior Bastian Schweinsteiger saat menjamu Arsenal pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions besok malam di Allianz Arena. Menurut pelatih Jupp Heynckes, Schweinsteiger disimpan karena sudah mengantongi satu kartu kuning. Bayern tak mau ambil risiko kehilangan bintang berusia 28 tahun di laga selanjutnya, jika kembali mendapat kartu kuning melawan The Gunners. “Tentu saja, Luis Gustavo yang akan tampil sejak awal. Dia tampil baik di sesi latihan dan dalam kondisi fisik yang prima,” jelas Heynckes dalam The Sun, Senin (11/3). Jalan FC Hollywood menuju parempatfinal memang terbentang luas setelah menggasak Gunners 3-1 pada leg pertama di Emirates Stadium. Namun gelandang serang Toni Kroos meminta rekan-rekannya agar tidak lengah meskipun diunggulkan di Munich. “Sungguh bagus sebab kami berhasil unggul 3-1 jelang laga

AP

BASTIAN Schweinsteiger (tengah) kena kartu kuning ketika menjajal Aaron Ramsey cs di London. kandang. Tapi tidak akan mudah, karena Arsenal merupakan tim bagus,” tegas Kroos. “Akan sangat bodoh bila kami menjalani duel ini dengan sikap yang salah, kemudian

membuat kami gagal lolos. Saya harap hal ini tidak terjadi,” tekad pemain Jerman tersebut. Jelang laga dimaksud, pasukan Heynkes berhasil memenangkan lima laga terakhirnya.

Sebaliknya Aaron Ramsey dan kawan-kawan asuhan Arsene Wenger, hanya meraih dua kemenangan dan tiga kali kalah. Hanya saja jangkar Die Roten, Javi Martinez, tetap menyerukan rekan setimnya untuk mewaspadai kebangkitan London Reds, terutama rekan senegaranya di Timnas Spanyol, Santi Cazorla. “Karakter Arsenal sepertinya harus diwaspadai Bayern, karena jelas berpotensi menghadirkan bencana,” beber Martinez, seperti dikutip dari Goal. Khusus Cazorla, menurut Martinez, sangat menikmati suasana London. “Saya sering bicara dengan Santi. Dia teman dekat saya dan kami berbicara banyak hal. Santi sangat menikmati petualangannya di London,” ujarnya. “Kota itu sangat disukainya dan senang bermain untuk Arsenal. Dia selalu membicarakan bagaimana determinasi yang dimiliki timnya untuk meraih kemenangan dan menciptakan sederet hal spesial,” pungkas Martinez. (m15/goal/sun)

Lyon Tak Nyesal Gagal Kejar PSG P A R I S ( Wa s p a d a ) : Olympique Lyonnais ditahan tamunya Olympique Marseille 0-0, Minggu (Senin WIB), sehingga gagal mengejar Paris Saint Germain di puncak klasemen Ligue 1 Prancis. “Kami berusaha untuk mengikuti PSG, namun juga memikirkan maju ke depan untuk diri sendiri,” ucap pelatih Lyon Remi Garde kepada saluran televisi Canal Plus, yang dikutip Senin (11/3). “Kami tidak punya penyesalan malam ini. Sebab kami memberikan semua yang dapat kami lakukan perihal intensitas, kami menggunakan hati,” ujarnya lagi.

Tuan rumah mendominasi penguasaan bola, namun mereka tidak pernah benar-benar mengancam gawang Marseille. Kiper Steve Mandanda malah mesti menunggu selama satu jam untuk mendapatkan tekanan pertamanya. Tim tamu berpeluang mencetak gol pada babak pertama, namun penyerang AndrePierre Gignac gagal menuntaskannya. “Kami sangat solid saat bertahan, sangat serius. Ini pertempuran, seperti laga Piala Eropa. Kami hanya perlu menjadi lebih efisien untuk mencetak gol,” klaim Elie Baup, pelatih Marseille. Bigmatch ini tidak seperti pertemuan-pertemuan sebelumnya, yang banyak menciptakan ekspektasi dengan rata-

rata tercipta 4,4 gol pada delapan pertandingan terakhir antara mereka. Pada laga lainnya, Nice terbukti jauh lebih efisien ketika pemain 20 tahun Stephane Bahoken merayakan penampilannya di Ligue 1 dengan dua golnya untuk mendongkrak peluang timnya menembus zona Liga Champions. Bahoken tidak pernah tampil di liga sejak September silam. Dia hanya tampil di liga sebanyak sepuluh kali sejak melakukan debutnya dua tahun silam, tapi mampu membawa tuan rumah unggul melalui sepakan jarak dekat menit 12. Dia menggandakan keunggulan Nice 12 menit kemudian. Bahoken memasukkan bola setelah upaya Luigi Bruins membentur tiang gawang untuk me-

AP

BEK Lyon Gueida Fofana (kiri) menahan bintang Marseille Andre Ayew di Stade Gerland. mastikan Nice menang 2-0 atas juara bertahan Montpellier. (m15/ant/rtr)


Sport

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

Minggu, 10 Maret Bilbao v Valencia Atletico v Sociedad Celta v Real Madrid Levante v Getafe

Sabtu, 9 Maret

Barcelona v Deportivo Vallecano v Espanyol Mallorca v Sevilla Valladolid v Malaga

1-0 0-1 1-2 0-0 2-0 2-0 2-1 1-1

Jumat, 8 Maret Real Betis v Osasuna

2-1

Pencetak Gol Terbanyak 40 26 21 14 13

Lionel Messi (Barcelona) Cristiano Ronaldo (Madrid) Radamel Falcao (Atletico) Alvaro Negredo (Sevilla) Ruben Castro (Real Betis) Roberto Soldado (Valencia)

Klasemen La Liga Barcelona Real Madrid Atl Madrid Malaga Sociedad Real Betis Valencia Vallecano Getafe Levante Valladolid Sevilla Espanyol Bilbao Osasuna Granada Zaragoza Mallorca Celta Vigo Deportivo

27 23 27 18 27 18 27 12 27 12 27 13 27 12 27 13 27 11 27 10 27 9 27 10 27 8 27 9 27 7 26 7 26 7 27 6 27 6 27 3

2 4 3 8 8 4 6 2 6 6 8 5 8 5 7 5 4 6 5 8

2 5 6 7 7 10 9 12 10 11 10 12 11 13 13 14 15 15 16 16

85-30 66-25 48-24 38-25 45-34 39-39 38-40 36-43 37-44 32-40 35-34 39-40 31-37 32-50 23-30 25-38 25-38 28-50 26-38 29-58

71 58 57 44 44 43 42 41 39 36 35 35 32 32 28 26 25 24 23 17

Minggu, 10 Maret Atalanta v Pescara Cagliari v Sampdoria Chievo v Napoli Inter Milan v Bologna Juventus v Catania Lazio v Fiorentina Palermo v Siena Parma v Torino

Sabtu, 9 Maret Udinese v AS Roma

Jumat, 8 Maret Genoa v AC Milan

2-1 3-1 2-0 0-1 1-0 0-2 1-2 4-1 1-1 0-2

Pencetak Gol Terbanyak 18 16 15 13 12

Edinson Cavani (Napoli) Stephan El Shaarawy (Milan) Antonio Di Natale (Udinese) Giampaolo Pazzini (Milan) Erik Lamela (AS Roma) Stevan Jovetic (Fiorentina)

ngakui keunggulan Bologna lewat gol tunggal striker Alberto Gilardino menit 57 di Giuseppe Meazza. Kekalahan ini membuat Inter makin jauh tertinggal dari rival sekotanya AC Milan. “Saya melihat banyak kekurangan di berbagai sektor. Hanya saja, saya pikir zona Liga Champions masih dalam jangkauan,” tutur Strama. I Nerazzurri sebenarnya tidak bermain buruk, bahkan beberapa kali mengancam gawang Gianluca Curci. Namun Javier Zanetti cs juga cukup kewalahan menahan serangan balik Alessandro Diamanti dan kawankawan. “Kesalahan ini memang tidak bisa dimaafkan. Tapi kami belum menyerah,” tekad Strama. “Tentu saja kami sedih dan marah dengan situasi ini. Tapi hendaknya, ini menjadi waktu yang tepat buat kami untuk memperbaiki diri,” katanya lagi. Menurut pelatih Bologna

Juventus 28 19 5 4 55-18 62 Napoli 28 15 8 5 47-24 53 AC Milan 28 15 6 7 50-32 51 Fiorentina 28 14 6 8 50-33 48 Inter Milan 28 14 5 9 44-37 47 Lazio 28 14 5 9 37-34 47 AS Roma 28 13 5 10 58-49 44 Catania 28 12 6 10 36-35 42 Udinese 28 10 11 7 37-35 41 Bologna 28 10 5 13 39-36 35 Sampdoria 28 10 6 12 35-33 35 Parma 28 9 8 11 36-37 35 Cagliari 28 9 7 12 35-48 34 Atalanta 28 10 5 13 28-39 33 Torino 28 7 12 9 33-36 32 Chievo 28 9 5 14 29-44 32 Genoa 28 6 8 14 27-42 26 Siena 28 8 6 14 29-40 24 Palermo 28 3 12 13 23-41 21 Pescara 28 6 3 19 21-56 21 *Siena dikurangi 6 poin, Atalanta 2, Torino dan Sampdoria 1 poin.

Bordeaux v Bastia Lyon v Marseille Nice v Montpellier

Sabtu, 9 Maret Paris SG v Nancy Ajaccio v Lorient Brestois v Toulouse Evian v Sochaux Troyes v St Reims Valenciennes v Lille

Jumat, 8 Maret Rennes v Etienne

1-0 0-0 2-0 2-1 1-0 0-1 5-1 4-2 1-3 2-2

Pencetak Gol Terbanyak 24 Zlatan Ibrahimovic (PSG) 16 PE Aubameyang (Etienne) 12 Dario Cvitanich (Nice) Bafetimbi Gomis (Lyon) 11 Jeremie Aliadiere (Lorient)

Klasemen Ligue 1

Paris SG 28 17 6 5 51-18 Lyon 28 15 8 5 47-26 Marseille 28 15 5 8 34-32 Etienne 28 13 9 6 46-21 Nice 28 13 9 6 41-32 Lille 28 12 10 6 40-28 Montpellier 28 13 5 10 43-34 Rennes 28 12 6 10 41-38 Bordeaux 28 10 11 7 28-24 Lorient 28 10 10 8 43-44 Toulouse 28 9 10 9 33-32 Valencs 28 9 8 11 36-40 Ajaccio* 28 8 10 10 30-37 Bastia 28 8 6 14 30-52 Brestois 28 8 5 15 28-38 Evian 28 6 9 13 30-40 St Reims 28 6 9 13 25-35 Sochaux 28 7 6 15 29-45 Troyes 28 4 11 13 33-50 Nancy 28 4 9 15 25-47 *Ajaccio dikurangi 2 poin.

57 53 50 48 48 46 44 42 41 40 37 35 32 30 29 27 27 27 23 21

AP

Stefano Pioli, timnya memang layak meraih kemenangan berkat tendangan voli Gilardino. “Hasil ini meningkatkan kepercayaan diri kami. Tim ini punya kualitas, kami bisa berkembang, meski mendapat sejumlah kekalahan,” klaimnya. “Kami pernah dihadapkan situasi kalah, tapi kami tetap menengadah kepala dan sekarang usaha itu terbayar. Kami bisa menjadi optimistis dan saya sangat senang dengan para pemain karena mereka baru menuai hasil dari seluruh kerja keras selama ini,” papar Pioli. (m15/okz/fi/tf)

Omak-omak itu tidak terima dengan gol yang dicetak pemain PTPN III Dasah karena dinilai berbau offside. Mereka menilai wasit melakukan kecurangan dengan mengesahkan gol kontroversial tersebut. Kericuhan pecah saat memasuki babak kedua, tepatnya ketika striker PS PTPN III Dasah, Willyando, membobol gawang lawan dengan tandukannya memanfaatkan umpan matang. Namun gol itu tidak diterima suporter PS Salam Perdana karena dinilai berbau offside.

Alhasil, sejumlah omakomak langsung masuk ke lapangan mengejar wasit sambil mengucapkan sumpah serapah. Situasi sempat memanas, perang mulut terjadi, tetapi tidak sempat adu fisik setelah wasit langsung diamankan pihak keamanan dari TNI. Akibat insiden tersebut, pertandingan final pun dihentikan dengan skor sementara 1-0 untuk keunggulan PTPN III Dasah. Laga final akan dilanjutkan dengan waktu tersisa pada Selasa (12/3) ini tanpa penonton. Saat dikonfirmasi, wasit Paino menegaskan gol tersebut sah. Namun karena keadaan yang sudah tidak kondusif dan waktu yang tidak memungkinkan, membuat laga final dihentikan. “Kita telah mengundang

MEDAN (Waspada): Mogok latihan PSMS Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) yang seyogianya berakhir Senin (11/3) ternyata berlanjut hingga Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI,

Waspada/Arianda Tanjung

SKUAD PSMS besutan Suimin Diharja mengikuti latihan persiapan di Stadion Kebun Bunga Medan, Senin (11/3). “Untuk itu, kita mewaspadai permainan tim promosi ini. Tim yang juga memiliki legiun asing ini diyakini tidak akan bermain defensif. Terbukti dalam laga tandang mereka berhasil menjaringkan dua gol diTembilahan. Kami saja bermain imbang di kandang lawan Persih,” kata Suimin menambahkan Ayam Kinantan akan tampil dengan kekuatan penuh.

Menurut Kadispora Sumut Ir Khairul Anwar MSi, Senin (11/ 3), kegiatan ini sangat penting dan positif untuk meningkatkan kemampuan individu dan kepercayaan terhadap orang lain, sehingga terbangun kerjasama tim yang kuat dalam upaya meningkatkan pelayanan publik. Untuk mewujudkan citacita bersama tidaklah mudah, dia mengaku, butuh keseriusan

“Tidak ada pemain yang cedera, jadi kita menurunkan kekuatan penuh,” kata Suimin juga didampingi Sekretaris Tim, Fityan Hamdi. Fityan menyebutkan, Persisko tampaknya sudah siap tempur. Apalagi, tambah Fityan, Persisko memilih tempat penginapan di sekitar Stadion Baharoeddin Siregar. Persisko sendiri memimpin klasemen Grup I

8

7

6

5

4

3

2

1 D

E

F

dalam menciptakan suasana kerja harmonis, saling kerjasama, tidak saling menyalahkan, dan koordinasi. “Jadi ini sangat positif. Semestinya kita laksanakan setahun dua kali agar team work terjaga dan suasana tetap segar,” tegas Kadispora, didampingi Plt Sekretaris Drs Sujamrat MM, Kabid Olahraga Drs Darwis, Kabid Pemuda M Tohir, dan Kabid

TTS TOPIK

Jawaban di halaman A2.

C

B Munich v Dusseldorf M’gladbach v Bremen Mainz v Leverkusen Fuerth v Hoffenheim Freiburg v Wolfsburg Schalke v Dortmund

Jumat, 8 Maret

Augsburg v Nuremberg

3-2 1-1 1-0 0-3 2-5 2-1 1-2

Pencetak Gol Terbanyak 17 16 15 12

Robert Lewandowski (Dortmund) Stefan Kiessling (Leverkusen) Mario Mandzukic (Bayern) Thomas Mueller (Bayern) Alexander Meier (Frankfurt) Adam Szalai (Mainz)

Klasemen Bundesliga B Munich Dortmund Leverkusen Schalke Frankfurt Hamburg Mainz Freiburg M’gladbach Hanover Nuremberg Wolfsburg W Bremen Stuttgart Duesseldorf Augsburg Hoffenheim Fuerth

25 21 3 1 67-10 66 25 13 7 5 55-30 46 25 13 6 6 45-32 45 25 11 6 8 43-40 39 25 11 6 8 38-35 39 25 11 5 9 30-33 38 25 10 7 8 33-29 37 25 9 9 7 32-28 36 25 8 11 6 34-35 35 25 10 4 11 47-45 34 25 7 10 8 26-32 31 25 8 6 11 29-39 30 25 8 5 12 40-49 29 25 8 5 12 26-43 29 25 7 7 11 31-35 28 25 4 9 12 22-38 21 25 5 4 16 30-49 19 25 2 8 15 14-40 14 (jonny/afp/espn)

Waspada/Sapriadi

OMAK-omak pendukung PS Salam Perdana berang terhadap wasit yang dinilai melakukan kecurangan saat mengesahkan gol PS PTPN III Dasah dalam laga final Piala PSSI Asahan di Stadion Mutiara Kisaran, Senin (11/3). Manajer PS Salam Perdana dan PS PTPN III Dasah. Keduanya sepakat laga dilanjutkan tanpa penonton,” jelas Paino. Ketua Pengcab PSSI Asahan, Wahyudi, menilai insiden yang

17 Maret mendatang. Pelatih H Edy Syahputra mengakui batalnya Saktiawan Sinaga cs menyudahi mogok latihan adalah hasil kesepakatan dengan Benny Sihotang.

Tim Perbakin L.Batu Ikut Safari Berburu

Putih melangkah, mematikan lawannya dua langkah.

B

Sabtu, 9 Maret

0-0 0-1

terjadi merupakan warna persepakbolaan Indonesia. Soal gol kontroversial dalam laga tersebut, pihaknya menyerahkan sepenuhnya kepada wasit. Sebelum duel final, digelar

laga persahabatan antara SSB Bakrei (Pemenang Danone Cup Wilayah Sumut dan Riau) melawan SSB PTPN III Medan. Laga ini dimenangkan SSB Bakrie 3-2. (a15)

PSMS LPIS Lanjut Mogok Latihan

Problem Catur

A

Hanover v E Frankfurt Stuttgart v Hamburg

KISARAN (Waspada): Wasit kompetisi antarklub Piala Pengcab PSSI Asahan, Paino, diserbu kaum ibuibu (omak-omak) saat memimpin laga final antara PS PTPN III Distrik Asahan (Dasah) dan PS Salam Perdana di Stadion Mutiara Kisaran, Senin (11/3).

Klasemen Grup I Persisko

2 2 0 0 3-1 6

PSAP

4 1 2 1 5-4 5

PSMS

4 1 2 1 7-8 5

PS Bangka

2 1 1 0 4-0 4

Persih

3 0 2 1 3-4 2

PS Bengkulu 3 0 1 2 0-6 1 dengan enam poin, sedangkan PSMS berada di posisi ketiga dengan nilai lima hasil sekali menang dan dua seri. (m18)

RANTAUPRAPAT (Waspada): Tim Pengurus Cabang Perbakin Labuhanbatu mengikuti kegiatan safari wisata berburu Piala Kapolda Aceh di Kecamatan Panton Reu, Meulaboh, Kabupaten Aceh Barat, 12-19 Maret 2013. Tim yang dipimpin Ketua Harian DR HC Sujian ‘Acan’ dan Ketua Bidang Berburu H Tutur Parapat ini, berangkat ke Meulaboh pada Senin (11/3). Mereka dilepas langsung Kapolres Labuhanbatu, AKBP Hirbak Wahyu Setiawan. “Dengan kekompakan dan kebulatan tekad seluruh personil tim, kami akan berusahan maksimal mengharumkan nama Labuhanbatu dengan prestasi membanggakan di ajang berburu tersebut,” ujar Acan. Kapolres Labuhanbatu, AKBP Hirbak Wahyu Setiawan, berharap seluruh anggota tim Perbakin Labuhanbatu dapat menjaga kekompakan dan tetap fokus dalam membidik sasaran, tanpa mengabaikan keselamatan selama kegiatan. Kapolres juga berharap tim Perbakin Labuhanbatu dapat kembali dengan membawa pulang Piala Kapolda Aceh. (c07)

Disporasu Bangun Kerjasama Lewat Outbound MEDAN (Waspada): Dinas Pemuda dan Olahraga Sumatera Utara (Disporasu) terus memperkuat dan meningkatkan kinerja sebagai pelayan masyarakat. Salah satu kegiatan yang dilaksanakan adalah menggelar outbound yang diikuti 120 peserta (PNS dan honorer) di lingkungan Disporasu di Taman Dewi, Sibolangit, Jumat-Sabtu (8-9/3) lalu.

Minggu, 10 Maret

Final Piala PSSI Asahan Dihentikan

PSMS LI Fokus Serang Persisko MEDAN (Waspada): Pelatih PSMS PT Liga Indonesia (LI), Suimin Diharja, menggenjot M Affan Lubis cs dengan fokus permainan menyerang dalam menghadapi Persisko Tanjung Jabung Barat (Tanjabar) Jambi pada laga terakhir putaran pertama di Grup I Divisi Utama PT LI. Laga yang akan dihelat di Stadion Baharoeddin Siregar, Lubukpakam, Kamis (14/3) sore, dihadapi tim Ayam Kinantan dalam kondisi minim pendanaan. Kendati begitu, Affan Lubis cs tetap bersemangat mengikuti pelatihan oleh Suimin dibantu ketiga asistennya, yakni Suharto, Coly Misrun, dan Mardianto. “Anak-anak tetap bersemangat berlatih. Tentunya kita menginginkan hasil yang manis pada laga terakhir putaran pertama,” kata Suimin yang akrab disapa pelatih kampung ini di Stadion Kebun Bunga Medan, Senin (11/3). Suimin pun menyebutkan Persisko adalah lawan tangguh. Dalam dua laga yang baru dilakoni, tim besutan Yusran ini tampil mengesankan dengan meraih poin sempurna. Persisko mengalahkan PSAP Sigli 1-0 dan menang tandang atas Persih Tembilahan 2-1.

Minggu, 10 Maret

Omak-omak Kejar Wasit

Derita Inter Salah Strama MILAN, Italia ( Waspada): Inter Milan secara mengejutkan kalah 0-1, Minggu (SeninWIB), ketika menjamu Bologna pada giornata 28 Liga Seri A. Dalam tiga hari terakhir, Inter berarti sudah menderita dua kekalahan beruntun. Sebelumnya di leg pertama babak 16 besar Liga Europa, I Nerazzurri juga digunduli Tottenham Hotspur 0-3 diWhite Hart Lane. Allenatore Andrea Stramaccioni (foto) merasa sedih sekaligus mengaku salah atas derita La Beneamata tersebut. “Saya melakukan kesalahan, sama seperti yang pemain lakukan. Saya mengucapkan terima kasih kepada Presiden (Massimo Moratti) atas kepercayaan yang diberikan,” beber Strama dalam Football Italia, Senin (11/3). Skuad Strama dipaksa me-

Klasemen Liga Seri A

A11

G

H

Program Krenius Simanjuntak. Kegiatan selama dua hari yang dibuka Kadisporasu itu ditangani fasilitator dariWahana Alam Terbuka Indonesia. Ketuanya Iskandar Usman mengatakan, pihaknya akan menyampaikan laporan tertulis sekaligus penilaian psikologi kualitas individu pegawai jajaran Disporasu. (m18)

POLITIK & HUKUM

Waspada/Budi Surya Hasibuan

KAPOLRES Labuhanbatu, AKBP Hirbak Wahyu Setiawan, menyerahkan senjata secara simbolis kepada Kabid Berburu Perbakin Labuhanbatu, H Tutur Parapat, Senin (11/3). MENDATAR

1. Nama presiden yang menandatangani Super Semar (Surat Perintah Sebelas Maret 1966). 4. Nama panglima militer yang disebut dalam Super Semar. 8. Kota istana dimana Super Semar dikeluarkan. 9. Kepanjangan “K” dari PKI, partai yang dibubarkan dan dilarang oleh panglima diatas berdasarkan Super Semar. 10. Kerja paksa. 12. Tersembunyi; Terpendam (biasa digandengkan dengan kata bahaya— komunis). 14. ——Rachmad, salah satu dari tiga jenderal yang menerima naskah asli Super Semar. 17. Kepala pemerintahan Arab. 19. Nama pulau tempat pengasingan para tahanan politik G30S/PKI. 20. Salah satu organisasi mahasiswa (singkatan). 22. Singkatan Duta Besar. 23. Kuala Namu International Airport. 24. Tidak; Bukan. 25. Tindakan memotong-motong tubuh manusia atau hewan. 26. Alat untuk mencapai suatu maksud (seperti memecahkan masalah, dsb). 27. Egoistis (Arab). 28. Sekumpulan orang yang banyak sekali. 30. Arti. 31. Nama jenderal besar TNI. 32. Organisasi di Palestina, singkatan

“Pak Benny Sihotang (Ketua Umum PSMS LPIS) minta latihan kembali digelar usai KLB PSSI. Pemain sendiri, setelah dilakukan pendekatan, sebenarnya sudah bersedia kembali berlatih Senin,” kata pelatih pengganti psosisi H Abdul Rahman Gurning yang hengkang ke klub Arema Malang. Benny Sihotang sendiri mengakuinya, karena sebelum ada kejelasan jadwal kompetisi Divisi Utama LPIS, latihan pun dihentikan dulu. Nanti apabila sudah ada kepastian jadwalnya baru kita kembali membentuk tim. Menanggapi mundurnya manajer tim Yohanna Pardede bersama pengurus lainnya, Benny tidak terlalu mempermasalahkan. Diakui, pihaknya

Pertina Langkat Gelar Kejurda Elite Sumut LANGKAT (Waspada): Pertina Kabupaten Langkat akan menggelar Kejuaraan Daerah (Kejurda) Tinju Elite Sumut tahun 2013 di GOR Stabat, 19-23 Maret mendatang. “Kejurda memperebutkan trofi Bupati Langkat H Ngogesa Sitepu SH ini, akan diikuti sejumlah petinju dari kabupaten/kota di Sumatera Utara,” ujar Panitia Kejurda dari Komisi Perwasitan, Anto Canas, Senin (11/3). Dikatakan, panitia sebelumnya telah melakukan audiensi dengan Bupati Langkat di ruang kerjanya pada 26 Februari lalu. Selanjutnya melakukan pemantapan dengan bupati akhir pekan lalu pada salah satu rumah makan di Stabat. “Bupati menyambut baik rencana digelarnya Kejurda Elite Sumut ini di Langkat. Beliau berharap panitia melakukan koordinasi dengan Pertina Sumut agar kegiatan berlangsung lancar dan sukses,” ujar Anto. Bupati Langkat juga telah mengeluarkan SK No 426-15/K/ 2013 tentang susunan panitia pelaksana Kejurda Tinju Elite Sumut 2013. Penanggungjawab Pengprov Pertina Sumut, KONI Langkat, dan Pengkab Pertina Langkat, Ketua Panitia H Tengku Faris, Wakil Ketua M Taufik Sitepu, Sekretaris Burhanuddin Mohan, dan Bendahara Awaluddin Rawy. (c01)

Harakat al-Muqawamah al-Islamiyyah.

MENURUN

1. Mohammad——, komandan resimen Cakrabirawa, pengawal presiden Soekarno. 2. Teman dekat. 3. Nama panggilan pemimpin Al Qaeda yang terbunuh di Pakistan tahun 2011. 5. Ilmu (logi) tentang masalah kebudayaan masyarakat daerah di seluruh dunia. 6. Perencana (pencipta suatu paham, negara dsb). 7. Kekuasaan yang digunakan sewenang-wenang. 9. Pertemuan tertutup antartokoh parpol sebelum hasil pembicaraan dikemukakan dalam pertemuan terbuka. 11. Pejabat atau badan yang bertugas menyelidiki berbagai keluhan masyarakat, berasal dari bahasa Swedia kuno umbudsmann. 13. Ternama; Unggul. 15. Gelar bangsawan Bugis; Nama pulau di sekitar perairan Papua. 16. Inti; Kekayaan. 18. Masa peralihan dari abad pertengahan ke abad modern di Eropa. 21. Pengadilan. 23. Peralihan; Pergantian. 27. Singkatan Asal Bapak Senang. 29. Surat Izin Mengemudi. 30. Mahkamah Agung.

kini mencari sosok pengganti yang tepat, agar kesulitan-kesulitan yang tidak mampu dipecahkan manajer tim lama, khususnya pendanaan, dapat teratasi. “Pengurus PSMS LPIS tetap solid, tidak terpengaruh mundurnya Yohanna dan Gurning. KhususYohanna, dia juga bukan pengurus,” kata Dirut PD Pasar Medan itu terkait isu kepengurusan goyah seiring hengkangnya Yohanna dan Gurning. Benny mengklaim timnya hanya siap membina pemain yang benar-benar loyal terhadap klub. Wakil Sekretaris Tim, Zulkifli, menyebutkan berkas verifikasi sudah diterima PSSI dan dinyatakan tidak ada masalah. (m17)

Sudoku Isi kotak kosong dengan angka 1 sampai 9. Tidak boleh ada pengulangan angka mendatar, menurun, maupun di dalam kotak 3x3 bergaris tebal. Tingkat kesulitan: mudah (**), bisa diselesaikan dalam waktu tak sampai tujuh menit. Jawabannya di halaman A2 kolom 1.

6 1 9 6 3 7 8 2 9 1 8 3 4 8 5 4 8 7 2 5 4

4 6 8 5 5 7 7 2 3

9 2 4 6 1

3

6 **231


Sport

A12

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

AP

GOL pertama Real Madrid ke gawang Celta Vigo dalam lanjutan La Liga dicetak oleh Cristiano Ronaldo (tengah) di Estadio Balaidos, Senin (11/3) dinihari.

Madrid Fokus Gelar Ganda MADRID (Waspada): Real Madrid menindaklanjuti sukses menyingkirkan Manchester United dari Liga Champions dengan naik ke peringkat kedua klasemen La Liga Primera. Melawan Celta Vigo, Senin (11/3), Los Blancos menang 2-1. Cristiano Ronaldo mencetak kedua gol yang membawa Madrid merebut posisi runner-up dari Atletico Madrid yang secara mengejutkan takluk dari Real Sociedad 0-1.

Total, CR7 telah mencetak 26 gol di liga musim ini, terpaut 14 gol dari top skor sementara yang tak lain adalah bintang Barcelona, Lionel Messi. Sayangnya, kemenangan

atas Celta Vigo belum cukup menyaingi Barca yang masih kokoh di puncak klasemen. Madrid mengumpulkan 58 angka atau unggul satu poin atas Atletico dengan 11 pertandingan tersisa, tetapi masih terpaut 13 poin dari Barcelona. Melawan Celta Vigo yang notabene tim peringkat dua dari bawah La Liga, Madrid harus bekerja keras untuk memetik poin penuh. Bertandang ke Es-

tadio de Balaidos, Celta sudah mendapatkan peluang emas lewat Iago Aspas. Sayang, tendangannya diselamatkan kiper Diego Lopez. Tampil minim kreasi sepanjang 45 menit pertama, Jose Mourinho memasukkan Xabi Alonso menggantikan Sami Khedira di lini tengah. Masuknya Alonso membuat lini tengah Madrid lebih teratur, sehingga bisa mencetak gol di menit 61.

Ronaldo memanfaatkan kemelut di depan gawang Javi Varas yang tampil cukup gemilang sepanjang laga. Keunggulan Madrid tak bertahan lama, karena dua menit kemudian tuan rumah membalas lewat Iago Aspas. Menit 72, Madrid kembali unggul lewat titik putih akibat Varas menjatuhkan Ricardo Kaka di kotak terlarang. Ronaldo pun tak menyia-nyiakan kesempatan emas

dan memastikan kemenangan timnya. Menyadari kebangkitan mereka sudah terlambat dan terpaut jauh dari Barca, Los Blancos melupakan upaya mempertahankan gelar La Liga dan fokus double winners di ajang Liga Champions dan Copa del Rey. “Menjuarai La Liga secara praktis sudah keluar dari pertanyaan, namun kami masih

masih menaruh harapan timnya mengejar Barca sembari berharap kekalahan demi kekalahan dialami Lionel Messi cs di La Liga. “Semua pemain Madrid sangat fokus. Akan sangat sulit untuk merebut trofi La Liga karena banyaknya poin yang harus dikejar. namun kami selalu punya motivasi besar demi menegakkan kehormatan klub,” sebut Pepe. (m33/ant/rtr)

Chalmers Bintang Baru Heat MIAMI, AS (Waspada): Bukan LeBron James, bukan pula Dwayne Wade, namun Mario Chalmers-lah yang menjadi bintang bagi Miami Heat saat menjamu Indiana Pacers dalam lanjutan kompetisi NBA, Senin (11/3). Menang 105-91 atas Pacers turut membuat Heat menoreh 18 kemenangan beruntun. Tak dipungkiri, pencapaian luar biasa tim juara bertahan itu tercipta berkat kegemilangan Chalmers. Heat memang patut berterima kasih pada sang shooting guard yang total mencetak 26 poin untuk membawa timnya menuai rekor 47-14. Terakhir, pasukan Erik Spoelstra merasakan kekalahan terjadi pada 1 Februari silam yang kebetulan dikalahkan oleh Pacers 89-102. Dengan 18 kemenangan beruntun, Heat mendekati rekor Boston Celtic pada musim 2008-2009. “Inilah bukti tim kami. Kami bisa kompak di segala lini dan setiap pemain bisa menjadi kunci kemenangan,” kata Chalmers. Selain Chalmers, Chris Bosh juga punya andil dengan raihan 24 poin dan Wade menambah 23 angka. Kali ini, LeBron tampil buruk dan hanya mampu men-

Hasil Senin (11/3) Oklahoma City Thunder vs Boston Celtics LA Lakers vs Chicago Bulls

91-79 90-81

Miami Heat vs Indiana Pacers

105-91

Orlando Magic vs Philadelphia 76ers

99-91

Toronto Raptors vs Cleveland Cavaliers New Orleans Hornets vs Portland T’blazers Dallas Mavericks vs Minnesota T’wolves

100-96 98-96 100-77

Milwaukee Bucks vs Sacramento Kings

115-113

LA Clippers vs Detroit Pistons

129-97

dulang 13 poin. Pemain terbaik Pacers disandang David West dengan 24 angka. Raksasa NBA lainnya, Los Angeles Lakers, juga meraih kemenangan saat menghadapi Chicago Bulls. Dipimpin Kobe Bryant, Lakers memetik kemenangan 90-81 dan terus menjaga peluang lolos ke playoff, setelah sukses menempati peringkat delapan klasemenWilayah Barat sekaligus menggeser Utah Jazz. Kobe tampil apik dengan mencetak 19 poin, sembilan assist, dan tujuh rebound.

Dwight Howard ikut menjadi bintang Lakers dengan mengoleksi 16 angka 21 rebound, sedangkan Steve Nash mendonasi 16 angka. Dari kubu Bulls, Nate Robinson menjadi pencetak angka terbanyak dengan torehan 19 poin. Joakim Noah tidak kalah tampil gemilang dengan 18 angka 17 rebound. Di laga lain, Oklahoma City Thunder menumbangkan Boston Celtics 91-79. Seperti biasa, Kevin Durant menjadi top skor Thunder usai mengantongi 23 poin 11 rebound. (m33/ap)

Masha, Djokovic Kerja Keras

AP

memiliki peluang di Copa del Rey dan Liga Champions,” kata bek Madrid, Raul Albiol. “Kami masih kuat di dua kompetisi tersebut dan harus fokus. Kami sungguh kesulitan dalam perjalanan di La Liga, sehingga harus realistis untuk finish sebagai runner-up saja,” tandas palang pintu La Furia Roja itu. Berbeda dengan Pepe, bek tengah Madrid asal Portugal ini

INDIANWELLS, AS (Waspada): Petenis cantik asal Rusia, Maria Sharapova (foto), terus melanjutkan kiprahnya di pentas Indian Wells. Sharapova, juara 2006, menembus babak keempat hasil mengalahkan Carla Suarez Navarro, Senin (11/3). Bermain di Indian Wells Tennis Garden, Sharapova yang menempati unggulan kedua sempat kesulitan meladeni unggulan 25 asal Spanyol itu. Pertarungan kedua berlangsung cukup sengit, terutama pada set pertama. Beruntung, Masha unggul pengalaman dan sukses meraih kemenangan 7-5, 6-3 dalam tempo 1 jam 21 menit. “Saya pikir pertandingan tadi cukup sulit. Dia (Suarez) pemain yang berbahaya dan bahkan sempat mengalahkan pemain top di ajang grand slam. Kemenangan ini membuat saya harus bisa lebih baik lagi di pertandingan berikutnya,” aku Sharapova.

Pada babak 16 Besar nanti, Sharapova akan berhadapan Lara Arruabarrena Vecino. Petenis Spanyol tersebut menyingkirkan RobertaVinci (Italia) Spanyol) 2-6, 6-4, 6-4. Berbeda denganVinci, Sara Errani yang juga berasal dari Negeri Pizza melangkah ke babak selanjutnya. Unggulan enam nan mungil ini memang bekerja ekstra, namun tetap mampu mengungguli Johanna Larsson (Swedia) 6-3, 6-1. Lawan berikut Errani adalah Marion Bartoli (Prancis) yang menang atas Svetlana Kuznetsova (Rusia) 6-4, 6-3. Ikut lolos di antaranya adalah Petra Kvitova (Rep Ceko), Maria Kirilenko (Rusia), dan Agnieszka Radwanska (Polandia). Di bagian putra, Novak Djokovic lolos dari lubang jarum ketikamendapatcobaansaatmenghadapi Fabio Fognini (Italia). Sempat keteteran, Djokovic mengaku beruntung meraih kemenangan 6-0, 5-7, 6-2 se-

kaligus memperbaiki rekornya menjadi 14-0 pada 2013. Sama halnya dengan Djokovic, Andy Murray pun memeras keringat untuk bertahan di IndianWells. Peringkat tiga dunia asal Skotlandia itu mengungguli Evgeny Donskoy (Rusia) 5-7, 6-2, 6-2. Atas kemenangan itu, Murray terhindar dari kegagalan ketiga kalinya pada awal laga turnamen ATP tahun ini, setelah dua tahun beruntun kandas di putaran perdana. “Tahun ini saya mengawalinya dengan lamban dan merasa grogi. Kendati sudah berlatih serius, tapi saya masih tetap berpikir tentang dua kekalahan itu dan masih menghantui,” kata Murray. Unggulan lain yang melangkah ke babak ketiga adalah Marin Cilic (Kroasia), Milos Raonic (Kanada), Mardy Fish (AS), Juan Martin del Potro (Argentina), dan Kei Nishikori (Jepang). (m33/ap)

AP

DUET Miami Heat, Chris Andersen (11) dan Shane Battier, menyulitkan upaya guard Indiana Pacers Lance Stephenson mencetak poin dalam laga NBA di Miami, Senin (11/3).


Sumatera Utara

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

Kota

Zhuhur ‘Ashar

Medan B. Aceh Binjai Bireuen B. Pidie G. Sitoli K. Jahe Kisaran Kutacane Langsa

12:39 12:52 12:39 12:46 12:46 12:43 12:39 12:35 12:42 12:41

15:53 16:08 15:54 16:03 16:02 15:55 15:54 15:49 15:56 15:57

Magrib 18:41 18:54 18:42 18:48 18:48 18:46 18:42 18:38 18:44 18:43

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

19:50 20:02 19:50 19:57 19:57 19:55 19:50 19:46 19:53 19:52

05:09 05:23 04:10 05:18 05:17 05:13 05:10 05:06 05:13 05:12

05:19 05:33 05:20 05:28 05:27 05:23 05:20 05:16 05:23 05:22

L.Seumawe L. Pakam Sei Rampah Meulaboh P.Sidimpuan P. Siantar Balige R. Prapat Sabang Pandan

06:34 06:48 06:35 06:42 06:42 06:37 06:34 06:30 06:37 06:37

Zhuhur ‘Ashar 12:45 12:38 12:37 12:49 12:36 12:37 12:37 12:34 12:52 12:38

16:01 16:53 15:52 16:04 15:49 15:51 15:51 15:47 16:09 15:51

Magrib

‘Isya

Imsak Shubuh Syuruq

Kota

18:46 18:40 18:39 18:51 18:40 18:40 18:40 18:37 18:53 18:41

19:55 19:49 19:48 19:59 19:48 19:48 19:49 19:45 20:02 19:50

05:16 05:09 05:08 05:20 05:06 05:08 05:07 05:04 05:23 05:08

Sibolga Sidikalang Sigli Singkil Stabat Takengon T.Balai Tapaktuan Tarutung T.Tinggi

05:26 05:19 05:18 05:30 05:16 05:18 05:17 05:14 05:33 05:18

06:41 06:33 06:32 06:44 06:31 06:32 06:32 06:29 06:48 06:33

Zhuhur ‘Ashar 12:38 12:40 12:49 12:42 12:39 12:46 12:34 12:45 12:38 12:37

15:51 15:54 16:06 15:56 15:54 16:02 15:48 15:59 15:51 15:51

B1

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

18:41 18:42 18:51 18:45 18:42 18:48 18:37 18:47 18:41 18:39

19:50 19:51 20:00 19:54 19:50 19:56 19:45 19:56 19:49 19:48

05:08 05:10 05:21 05:13 05:10 05:17 05:05 05:15 05:08 05:07

05:18 05:20 05:31 05:23 05:20 05:27 05:15 05:25 05:18 05:17

Panyabungan Teluk Dalam Salak Limapuluh Parapat Gunung Tua Sibuhuan Lhoksukon D.Sanggul Kotapinang Aek Kanopan

Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut

06:33 06:35 06:45 06:37 06:35 06:42 06:29 06:40 06:32 06:32

Zhuhur 12:35 12:42 12:40 12:36 12:38 12:35 12:34 12:44 12:38 12:33 12:35

‘Ashar Magrib 15:47 15:54 15:54 15:50 15:51 15:47 15:47 16:00 15:52 15:46 15:48

18:39 18:46 18:43 18:38 18:40 18:38 18:38 18:46 18:41 18:36 18:38

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

19:47 19:54 19:51 19:47 19:49 19:47 19:46 19:55 19:50 19:45 19:46

05:05 05:12 05:10 05:06 05:08 05:05 05:04 05:15 05:09 05:03 05:05

05:15 05:22 05:20 05:16 05:18 05:15 05:14 05:25 05:19 05:13 05:15

06:29 06:36 06:35 06:31 06:32 06:29 06:29 06:40 06:33 06:27 06:29

Perlindungan Negara Terhadap Nelayan Tradisional Lemah LANGKAT (Waspada): Perlindungan negara terhadap nelayan tradisional sangat lemah. Terbukti, peristiwa perompakan dan pembajakan terhadap nelayan Langkat sudah tak terhitung jumlahnya, namun kejahatan dari kelompok bersenjata nyaris tak pernah terungkap. Berbagai rangkaian aksi perompakan dan penyanderaan terhadap nelayan asal Pangkalansusu dan P. Brandan di perairan Aceh terus saja berlang-

sung, dan saat ini ada tiga nelayan masih disandera OTK karena pihak keluarga belum menyerahkan uang tebusan. Menurut nelayan, aksi

Pengendara Sepedamotor Ditemukan Tewas Di Danau

kriminalitas yang dilancarkan kawanan bersenjata api sudah berulangkali mereka laporkan, namun belum ada upaya serius dari aparat negara untuk menangkap pelaku yang sudah sangat meresahkan ini. “Kami sudah berulangkali melaporkannya, baik kepada Kamla mau pun ke Pol Air, bahkan dari beberapa peristiwa sebelumnya kami telah memberikan nomor rekening bank pelaku, tapi laporan yang disampaikan tak pernah ditindaklanjuti,” kata nelayan.

Nelayan itu menyatakan kecewa melihat kinerja aparat keamanan. “Apakah kami ini dianggap warga negara kelas dua sehingga tak perlu untuk dilindungi,” ujarnya. Beberapa nelayan lainnya kepada Waspada pada saat kunjungan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT), Irjen (purn) Ansyaad Mbai, ke Pangkalansusu beberapa waktu lalu mengatakan, aksi perompakan di laut sudah sangat merajalela. Para OTK diduga memiliki

jaringan bawah tanah dengan oknum warga lokal. “Kami curiga ada warga berkhianat terhadap nelayan, sebab setiap ada kunjungan aparat, kawanan perompak di Aceh pasti mendapat bocoran informasi,” kata nelayan. Mereka (perompak), lanjut warga pesisir itu, selalu menebar teror lewat telephone kepada nelayan Pangkalansusu, apabila ada oknum aparat turun menyambangi nelayan untuk mencari informasi. “Ini dilema besar bagi kami,” tandasnya.(a02)

STABAT (Waspada): Edi Darmawan, 26, warga Desa Tanjungmulia Kec. Hinai Kab. Langkat tewas tenggelam di danau kawasan perbatasan Tanjungpura - Hinai setelah ditubruk kendaraan bermotor. Jasad korban baru ditemukan warga Minggu (10/3) sore. Keterangan dihimpun, Minggu dinihari korban menuju pulang dari rumah sang pacar di Desa Air Hitam Kec. Gebang. Di lokasi kejadian warga mendengar suara tubrukan kendaraan bermotor. Masyarakat kemudian mendatangi lokasi namun hanya melihat Honda Beat hancur. Mereka berusaha mencari pemilik kendaraan di danau namun hingga Minggu pagi tak ditemukan. Korban baru ditemukan Minggu sore, sudah tewas. Hingga kini belum diketahui kendaraan yang menubruk korban, kuat dugaan warga ditubruk bus jurusan Medan – Aceh.(a03)

Ciptakan Generasi Berkualitas

TP PKK Sergai Gelar Pelatihan Simulasi Pola Asuh Anak

Tuntut SHT, Pensiunan PTPN II Datangi Kandir TANJUNGMORAWA (Waspada): Sekitar 300 pensiunan karyawan PT Perkebunan Nusantara (PTPN II) menggelar unjukrasa di depan Kantor Direksi (Kandir) PTPN II, Tanjungmorawa, Deliserdang, Senin (11/3). Pengunjukrasa yang datang dari perkebunan Gohor Lama, Kab. Langkat ini, menuntut Direksi PTPN II mengeluarkan santunan hari tua (SHT) yang merupakan hak pensiunan. Mayoritas pensiunan menilai ada indikasi diskriminasi pihak Direksi PTPN II terhadap mereka yang berasal dari perkebunan Gohor Lama, sebab para pensiunan dari perkebunan lain telah menerima SHT. Kordinator aksi, Adi Tasrim mengatakan, selain SHT para pensiunan juga menuntut dikeluarkannya dana Jamsostek yang sudah hampir 12 tahun tidak dibayar. “Dana Jamsostek yang dibayarkan dari gaji kami selama masih aktif jadi karyawan, sampai pensiun 12 tahun ini tak dibayar. Sekarang ada kabar dana Jamsostek itulah yang dibayarkan sebagai SHT. Itu pun tersendat sejak tahun 2004,” kata Adi Tasrim. Sejauh ini belum ada keterangan resmi dari pihak Direksi PTPN II Tanjungmorawa.(c02)

48 Siswa SD Pantai Labu Ikuti OSN PANTAI LABU (Waspada): 48 Siswa SD dari 24 SDN se Kec. Pantai Labu Kab. Deliserdang mengikuti Olimpiade Sains Nasional (OSN) di SDN 104255 Paluh Sibaji Kec.Pantai Labu, Senin (11/3). Hal itu dikatakan Kepala Unit Pelaksana Teknis (Ka.UPT) Disdikpora Kecamatan Pantai Labu, Tikwan Siregar, M.Pd kepada Waspada di ruangan kerjanya, Senin (11/3). Tikwan menjelaskan, sejumlah siswa berasal dari siswa kelas V di mana masing-masing sekolah mengutus dua siswa. Bidang study yang diikuti Matematika dan IPA. Tujuan yang ingin dicapai, untuk meningkatkan kompetensi siswa serta ingin mengetahui sejauhmana tingkat pengetahuan yang dimiliki siswa tentang pelajaran yang selama ini telah diperolehnya saat mengikuti pelajaran di sekolah khususnya Matematika dan IPA. (crul)

Wali Kota Binjai Terima Tokoh Agama BINJAI (Waspada): Wali Kota Binjai HM. Idaham, SH, M.Si menerima tokoh agama Binjai di ruang kerjanya, Senin (11/3). Tokoh agama yang hadir dari Kristen Pdt. Padang dan Peterus. Tokoh agama Buddha, Sugiarto sekaligus forum komunikasi warga Tionghoa Binjai (FORTIB), tokoh agama Hindu Dr. Nehru, serta pengurus Barongsai Vihara Setia Budha. Pdt. Padang dan Peterus melaporkan pelaksanaan perayaan Natal Oikumene 2012, Dr. Nehru melaporkan perayaan Thaipusam, Sugiarto tentang perayaan Tahun Baru imlek dan pelaksanaan pertandingan kejuaraan Barongsai Asia, di Singapura 2012 memperoleh juara dua. Tokoh agama menyampaikan terimakasih kepadaWali Kota yang telah membantu, peduli dengan berbagai kegiatan agama di kota BinjaisertadukunganWaliKotapadasetiapperayaanharibesaragama. Hal ini dapat dibuktikan dengan adanya pujian dari berbagai daerah di Sumatera Utara bahwa kota Binjai layak diperhitungkan. Wali Kota mengatakan kehadiran tokoh-tokoh agama dan etnis ini, mungkin baru kali ini. Diharapkan tokoh agama di kota Binjai memberi rasa kesejukan, kedamaian dalam bertoleransi antar umat beragama.Wali Kota HM Idaham menegaskan tidak mengenal istilah kaumminoritas,“Semuasahabatdansaudarasaya,”tegas Idaham.(a04)

Waspada/Ibnu Kasir

BUPATI Langkat H. Ngogesa Sitepu, SH disambut warga usai meresmikan gedung SMP Negeri V di Dusun Sugih Waras Desa Perhiasan, Kec. Selesai.

Bupati Langkat H. Ngogesa

Resmikan SMPN V Dan Bantu Pengerasan Jalan Sepanjang 8 Km STABAT (Waspada): Pembangunan fisik yang dilaksanakan pemerintah daerah berasal dari dana yang dihimpun melalui Pajak Bumi dan Bangunan (PBB), mau pun retribusi daerah serta pungutan pajak lainnya. Karena itu, kata Bupati Langkat, H. Ngogesa Sitepu, SH, masyarakat diimbau untuk sadar akan pemanfaatan pajakpajak tersebut guna mendukung percepatan pembangunan di daerah ini. Selain adanya kesadaran membayar pajak, setiap warga juga diimbau peduli merawat pembangunan yang telah ada, kata Bupati Ngogesa saat meres-

mikan pemakaian gedung SMP (Sekolah Negeri Pertama) Negeri V di Dusun Sugih Waras Desa Perhiasan, Kec. Selesai, Senin (11/3). Bupati Ngogesa juga mengajak dewan guru, orangtua, masyarakat sekitar terlebih para siswa untuk bersinergi menguatkan kepedulian akan terpeliharanya fasilitas sekolah secara baik dan berkelanjutan, serta menjaga aset yang tersedia. Selain meresmikan pemakaian gedung SMP Negeri V tersebut, Bupati juga meletakan batu pertama pembangunan jembatan RT. Bukit Jejer yang

Gudang Penampung Inti Sawit Resahkan Warga MEDAN (Waspada): Rumah makan yang sekaligus menjadi gudang penampungan inti sawit ilegal di jalan Sukarno Hata Km 18 Kec. Binjai Timur hingga kini tak tersentuh oleh hukum dan meresahkan warga sekitar. Pantauan Waspada di lapangan, Senin (11/3), praktek penampungan inti kelapa sawit ilegal itu berjalan mulus. Dalam melakukan aksi

awalnya para sopir truk pengangkut inti sawit berpura-pura makan di rumah makan tersebut. Setelah kawasan dianggap aman oleh pemilik gudang dan sopir lalu truk pengangkut inti sawit yang kebanyakan berasal dari daerah Aceh, memasukkan truknya ke samping rumah makan. Selanjutnya, pemilik gudang yang juga pemilik warung menurunkan inti sawit hingga

SEIRAMPAH (Waspada): Anak sebagai masa depan keluarga dan generasi penerus bangsa perlu dipersiapkan menjadi manusia berkualitas, sehat, bermoral dan berguna bagi diri sendiri, keluarga dan masyarakat luas. Karenanya, kata Bupati Serdang Bedagai (Sergai) Ir. HT. Erry Nuradi, M.Si, selaku Ketua Dewan Penyantun Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (PKK) Kab. Sergai, pada Pelatihan Simulasi Pola Asuh Anak Dalam Keluarga (P2AK) di aula Sultan Serdang Kompleks Kantor Bupati di Sei Rampah, Senin (11/3), anak perlu mendapat pola asuh yang benar untuk mendukung proses tumbuh kembang maksimal. Pola asuh yang baik menjadikan anak memiliki kepribadian kuat, tekun dan tidak mudah putus asa, tangguh serta bertanggungjawab. Khususnya orangtua sebagai salah satu faktor penting dalam mempengaruhi tumbuh kembang anak di samping faktor internal atau kepribadian anak dan faktor lingkungan yang mempengaruhi karakter anak. Dikatakan Bupati, orangtua merupakan lingkungan pertama dan utama di mana anak berinteraksi serta dimulainya proses pendidikan. Karenanya diharapkan orangtua sebagai

pemegang peran utama dalam proses pembelajaran dan pendidik anak dapat memberi pola asuh yang benar dalam pembentukan kepribadian anak di lingkungan keluarga. Peran pengurus PKK desa, menurut Bupati Sergai, sangat penting dalam menerapkan pengetahuan yang mengenai pola asuh anak yang diperoleh melalui pelatihan, sekaligus menyebarluaskannya kepada seluruh anggota PKK di desa. Diharapkan dengan demikian para orangtua dapat mendukung tumbuh kembang anak secara maksimal dan mempersiapkan generasi berkualitas di tanah bertuah negeri beradat ini, di masa yang akan datang. Sebelumnya, Ketua TP PKK Sergai, Ny. Evi Diana Erry mengharapkan kader PKK khususnya kader Pokja I agar melalui pelatihan P2AK, dapat melaksanakan tugas dan fungsi utamanya dalam memantapkan pola asuh anak dan remaja, meningkatkan pemahaman berkaitan dengan pencegahan kekerasan dalam rumah tangga khususnya terhadapanak,danpeningkatanpemahamanserta pengamalan prilaku budi pekerti anak. Ketua Pelaksana kegiatan Ny. Hj. Imas Haris Fadillah melaporkan pelatihan diikuti 60 peserta kader PKK di desa-desa percontohan PKK di 17 kecamatan se-Kabupaten Sergai.(a08)

dananya sumbangan pribadi H. Ngogesa ditambah swadaya masyarakat. Sebelumnya Bupati H Ngogesa secara pribadi melakukan pengerasan jalan sepanjang delapan kilometer jurusan Dusun Paya Kerbau, Batu Mandi dan Sugih Waras Desa Perhiasan Kec. Selesai. Ngogesa didampingi Ketua TP PKK Hj. Nuraida Ngogesa dan Kadis PU Bambang Irawadi berdialog dengan warga. Dalam kesempatan itu Kadis PU Bambang Irawadi menjelaskan pada TA 2014, telah diusulkan pengaspalan jalan sepanjang 3 Km jurusan Sugih Waras – Kp Bali.(a01)

sekitar dua ton. Agar timbangan tidak berkurang, lalu dicampur cangkang sawit yang telah disediakan pemilik gudang. Salah seorang warga minta Kapolres Binjai menutup gudang inti sawit tersebut, karena dengan adanya gudang penampungan, kecelakaan lalulintas sering terjadi. Sebab lokasi penampungan persis di persimpangan jalan Binjai Medan yang ramai kendaraan.(tim)

Peletakan Batu Pertama Pembangunan Mushalla PERCUT SEITUAN (Waspada): Bupati Deliserdang, Drs H. Amri Tambunan diwakili Asisten I H. Syafrullah, S.Sos, MAP, melakukan peletakan batu pertama pembangunan Mushalla Tariqat Ahli Sofiyah, di komplek makam Tuan Syech Umar Bait Jalan Pancing Kec. Percut Seituan, baru-baru ini. Acara dirangkai kenduri syukuran dihadiri Camat Percut Seituan Darwin Zein, S.Sos bersama Muspika, ahli waris Tuan Syech Umar Bait dan keluarga serta jamaah tariqat, tokoh agama, tokoh masyarakat dan lainnya. Pimpinan PT Pancing Busines Centre (PBC) kawasan MMTC Jalan Pancing Desa Medan Estate, Kec. Percut Seituan, Alwi, SH melalui wakilnya Wahyu, menyatakan terpanggil untuk memperhatikan makam ulama besar Tuan Syech Umar Bait, di lokasi perumahan yang dikelolanya. Karena itulah pihak PT Pancing Busines Centre membangun mushalla yang nantinya dapat dimanfaatkan ahli waris Tuan Syech Umar Bait bersama jamaah Tariqat Ahli Sofiyah Kulli sahabati Rasulillahi ajma’in, serta seluruh masyarakat sebagai tempat peribadatan melaksanakan shalat mau pun kegiatan religi lainnya.(a06)

Waspada/Ist

KETUA TP PKK Sergai Ny. Hj. Evi Diana Erry menyematkan PIN peserta pada Pembukaan Pelatihan Simulasi Pola Asuh Anak Dalam Keluarga (P2AK), di aula Sultan Serdang Kompleks Kantor Bupati di Sei Rampah, disaksikan Bupati Ir. HT Erry Nuradi, M.Si.

Waspada/Edi Saputra

CAMAT Sei Rampah,Drs.Pajar Simbolon didampingiWakil Ketua DPRD Sergai,Drs.H.Sayutinur, M.Pd, anggota DPRD Sergai, H. Usman Effendi Sitorus, S.Ag, Kapolsek Firdaus, AKP H. Helmi Yusuf, Kepala KUA Sei Rampah, Makmur, MA menekan tombol pada pembukaan MTQ dan FSN di halaman ruko ABC Sei Rampah.

MTQ-FSN Kec. Sei Rampah Meriah SEIRAMPAH (Waspada): Pembukaan Musabaqoh Tilawatil Quran (MTQ) ke 9 dan Festival Seni Nasyid (FSN) ke 10 yang digelar Muspika Kec. Sei Rampah di pelataran komplek ruko Asia Bisnis Center (ABC) jalan Negara Sei Rampah, Desa Sei Rampah, Kec. Sei Rampah berlangsung meriah, Senin (11/3). Kemeriahan terlihat saat iringan ribuan peserta pawai taaruf dari para kafilah 17 Desa, pelajar SD, SMP hingga SMA dan SMK dengan iringan grup Marching Band Perguruan Teladan danYayasan Pendidikan Kartini Utama Sei Rampah sempat memacetkan arus lalulintas hingga beberapa kilometer. Hadir Wakil Ketua DPRD Sergai, Drs. H. Sayutinur, M.Pd, anggota DPRD Sergai, H.

Usman Effendi Sitorus, S.Ag, Camat Sei Rampah, Drs. Pajar Simbolon, Kapolsek Firdaus, AKP H. Helmi Yusuf dan lainnya. Camat Sei Rampah, Drs. Pajar Simbolon mengaku salut meski dengan anggaran terbatas namun pelaksanaan MTQ ke 9 dan FSN ke 10 berlangsung meriah,“Semoga kegiatan ini sangat bermanfaat, khususnya bagi generasi muda untuk membentengi diri dari berbagai pengaruh kenakalan remaja,” ucapnya sembari berharap dewan hakim bekerja profesional. Sebelumnya Ketua Panitia, H. Khoya Bakri Samosir, M.Pd melaporkan MTQ ke 9 dan FSN ke 10 Kec. Sei Rampah diselenggarakan 11-12 Maret. Pemenang akan mewakili Sei Rampah ke MTQ dan FSN tingkat Kab. Sergai.(c03)

Ikapalas Medan Dideklarasi

Waspada/HM Husni Siregar

ASISTEN I Setdakab Deliserdang, H. Syafrullah menuang semen tanda dimulainya pembangunan Mushalla Thariqat Ahli Sofiyah dan pemagaran makam Tuan Syech Umar Bait, di Desa Medan Estate Kec. Percut Seituan.

MEDAN (Waspada): Untuk mempererat silaturahmi sesama keluarga Padanglawas (Palas) yang ada di Medan dan sekitanya, baru baru ini di aula Hijir Ismail asrama Haji Medan, Ikatan Keluarga Padanglawas (Ikapalas) dideklarasi. Deklarasi dihadiri ratusan warga Padanglawas di Medan, Deliserdang dan kota Binjai. Selain pembentukan Ikapalas, sekaligus memperingati Maulid Nabi Besar Muhammad SAW 1434 dengan penceramah Al-Ustad H. Muhammad Nur, S.Ag, dan Qori Sarwoedi Wibowo, S.Ag. Dalam pertemuan itu melahirkan kesepakatan dengan membentuk ikatan keluarga Padanglawas yang bersifat Independen dengan titik fokus perkumpulan kekeluargaan dan paguyuban seluruh warga masyarakat yang

berasal dari Kab. Padanglawas di kota Medan dan sekitarnya. “Perkumpulan kami ini terbentuk untuk mempererat hubungan tali silaturahmi sesama warga Padanglawas, tanpa ada keberpihakan pada siapa pun yang didasarkan pada rasa kekeluargaan dan kebersamaan untuk memberi masukan kepada Pemkab, agar Palas bisa maju dan berkembang,” ucap Ketua Drs H. Sopian Anshori. Susunan Pengurus Ikapalas, Bupati Padanglawas sebagai Pelindung sekaligus Pembina, Drs H. Sopian Anshori Hasibuan (Ketua), dengan anggota Ir. H. Rosman Ali Nasution, Drs. H. Abdurrahim Harahap, MA, Ir. H. Irwan Zainal Nasution, Drs. HM Syahrul Harahap, M. Si, Drs. HM Idrus Hasibuan, H. Ali Bosar Hasibuan, Dr. Erwin Hidayat, Hasibuan, SH, MH, Drs. H. Musaddah Lubis, M.Ag.(m41)


Sumatera Utara

B2

Selesaikan Permasalahan Nelayan Secara Adil

WASPADA

Pemimpin Umum Dr. Hj. Rayati Syafrin Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab H. Prabudi Said Wakil Pemimpin Umum/Wapemred H. Teruna Jasa Said Wakil Penanggung Jawab H. Sofyan Harahap Redaktur Senior H. Azwir Thahir

TG TIRAM (Waspada): Masalah pembakaran pukat trawl/ gerandong yang dilakukan nelayan di Pelabuhan Tanjungtiram, Kab. Batubara hendaknya diselesaikan secara adil, sehingga tidak ada pihak nelayan dirugikan. Walaupun pukat terlarang sejauh ini tidak beroperasi menangkap ikan di laut. Namun bagaimana pula keberadaan pukat tarik atau pukat layang jumlahnya semakin banyak. “Ini dikhawatirkan bisa memicu kecemburuan jika pukat gerandong saja dipersoalkan dan secara jelas tidak memperbolehkan penangkapan ikan gandeng dua. Bagaimana pula pukat tarik atau pukat layang apakah tidak dilarang sebagaimana Keppres 39Tahun 1980,” tukas beberapa nelayan di Tanjungtiram kepada Waspada, Minggu (10/3). “Apakah langkah ini bisa menyelesaikan masalah secara adil. Jika tidak ,tegakkan saja peraturan menindak tegas setiap pukat terlarang beroperasi tanpa pandang bulu,” ujar Yusuf dan Ahmad nelayan jaring yang bertangkahan di Sungai Batubara. Menurut nelayan, sejak terjadi aksi pembakaran, laut sepi dari pengoperasian pukat grandong terutama berbobot menengah. Termasuk nelayan seine net teri tempatan yang menambatkan boatnya di tangkahan gudang,. Sedangkan pukatnya diamankan atau digudangkan menghindari hal tak diingini atau korban sasaran sampai adanya penyelesaian masalah. Usman, salah seorang nelayan mengatakan, tindakan pembakaran pukat ikan tidak akan terjadi jika cepat dicegah dengan menyita alat tangkap dari tangan nelayan. (a13)

Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Wakil Pemimpin Perusahaan: H. Bahtiar Tanjung. Iklan: Hj. Hilda Mulina (Kabag), Rumondang Siagian (Medan), Lulu Lusia Damayanti (Jakarta). Redaktur Pelaksana Berita: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Pelaksana Opini & Artikel: Dedi Sahputra. Redaktur Minggu & Akhir Pekan: Muhammad Thariq. Redaktur Berita: H. Halim Hasan, Hendra DS. Redaktur Medan: David Swayana. Redaktur Sumatera Utara: H.T. Dony Paridi. Redaktur Aceh: M. Zeini Zen. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara: H. Halim Hasan. Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Ekonomi: Zulkifli Harahap. Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat. Litbang: H. Akmal AZ (Kabag). Humas: H. Erwan Effendi (Kabag), Aidi Yursal. Promosi: Edward Thahir (Koordinator). Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamser (Sumatera Utara), Sinur Manik (Aceh). Asisten Redaktur: Irwandi Harahap (Medan); Irham Hagabean Nasution (Sumatera Utara); Armansyah Thahir (Sumatera Utara, Otomotif); Diurna Wantana (Aceh); Austin Antariksa (Olahraga, KMS Kreasi); Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata); Rudi Faliskan (Berita); Erwin Siregar (Opini); Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi); T. Junaidi (Hiburan); Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zen (KMS Remaja, Mode); Anum Purba (Keluarga); David Swayana (Infotainmen); Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan); Dedi Riono (Budaya); Denny Adil (Pelangi). Wartawan Kota Medan: Umum: H. Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Hj. Ayu Kesumaningtyas, Feirizal Purba, Gito AP, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Rustam Effendi, Mursal Alfa Iswara, Andi Aria Tirtayasa, Avli Yarman. Olahraga: Austin E. Antariksa, H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Dedi Riono. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya Effendi, Hamdani. Otomotif: Armansyah Thahir. Koran Masuk Sekolah/KMS: Arianda Tanjung, Dio Utama. Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator Liputan), Hermanto, H. Ramadhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian Warastuti, Aji K, Yuslan Kisra. Wartawan Sumatera Utara: Binjai: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung. Deli Serdang: H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu, Rizaldi Anwar, M. Suhandi Nasution. Serdang Bedagai: Eddi Gultom, Edi Sahputra. Stabat: H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim. Pangkalan Brandan: Chairil Rusli, Asri Rais. Kabanjahe/ Berastagi: Dickson Pelawi, Basita Bukit, Dedek Mohan Basri Hasibuan, Micky Maliki. Tebingtinggi: Muhammad Idris, Abdul Khalik. Pematangsiantar: Mulia Siregar, Edoard Sinaga. Simalungun: Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait. Aek Kanopan: Indra Muheri Simatupang, Syahril Ilham. Rantau Prapat: Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan. Kota Pinang: Hasanuddin Harahap, Deni Syafrizal Daulay. Pangururan: Edison Samosir. Balige: Jimmy Sitinjak. Sidikalang: Natar Manalu. Tarutung: Parlindungan Hutasoit. Sibolga/Tapanuli Tengah: Alam Satriwal Tanjung. Padangsidimpuan: H. Syarifuddin Nasution, Sukri Falah Harahap, Ahmad Cerem Meha. Gunung Tua: Sori Parlah Harahap. Sibuhuan: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Panyabungan: Munir Lubis, Sarmin Harahap, Alpin Lubis. Gunung Sitoli: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Kisaran: Nurkarim Nehe (Koordinator Liputan Asahan, Batubara & Tanjungbalai), Bustami Chie Pit, Sapriadi. Batubara: Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan. Tanjung Balai: Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang. Wartawan Aceh: Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Jaka Rasyid, Gito Rollies, H. Rusli Ismail, Arman Konadi. Aceh Besar: Iskandarsyah. Lhokseumawe: Bustami Saleh (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), M. Jakfar Ahmad, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun, Arafat Nur. Kuala Simpang: Muhammad Hanafiah. Langsa: H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, H. Samsuar, Dedek Juliadi. Lhoksukon: Musyawir, Mustafa Kamal. Idi: Muhammad H. Ishak. Bireuen: HAR Djuli, Amiruddin, Abdul Mukti Hasan. Takengen: Bahtiar Gayo, Irwandi. Sigli: Muhammad Riza. Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Tapaktuan: Zamzamy Surya. Blangpidie: Sudarmansyah Putra. Kutacane: Mahadi Pinem, Ali Amran. Blangkejeren: Jasvira Sautisa. Bener Meriah: Khairul Akhyar, Irham Hakim. Singkil: Tarmizi Ripan, Mansurdin. Sinabang: Muhammad Rapyan.

� Semua wartawan WASPADA dilengkapi dengan kartu pers. Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada yang mengaku wartawan WASPADA tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi �

Hubungi kami Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada Komisaris Utama: Tribuana Said Direktur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM SIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988 Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002 KANTOR PUSAT Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025, Faks Tata Usaha: (061) 4531010. E-mail Redaksi: redaksi@waspadamedan.com KANTOR PERWAKILAN DAN BIRO � Perwakilan dan Biro Jakarta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874. � Perwakilan dan Biro Banda Aceh: Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385. � Perwakilan dan Biro Lhokseumawe: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109. � Biro Asahan, Batubara & Tanjungbalai: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412. Harga iklan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 13.000,-, berwarna Rp. 36.000,Halaman depan: hitam-putih Rp. 39.000,-, berwarna Rp. 108.000,Ukuran kolom: 40,5 mm. E-mail Iklan: iklan@waspadamedan.com Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan

Pemkab Dan DPRD L. Batu Simpulkan Jadwal RANTAUPRAPAT (Waspada): Pemkab dan DPRD Kab. Labuhanbatu menyimpulkan, menyangkut administrasi dan rasionalisasi anggaran, agar jadwal penetapan APBD hendaknya disesuaikan dengan ketentuan yang berlaku. Selambat-lambatnya pada Desember bulan berkenaan sudah menjadi Perda dan pada bulan Januari sudah bisa direalisasikan. DemikianpidatotertulisBupatiLabuhanbatudrHTigorPanusunan Siregar SpPD yang dibacakan Plt Sekdakab H. Ali Usman Harahap SH pada apel gabungan di lapangan Diklat BKD, Senin (11/3). Bupati mengatakan, kesimpulan itu diambil setelah Badan Anggaran DPRD dan Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TPAD) Kab. Labuhanbatu melakukan rapat pada tanggal 11 Februari 2013 lalu untuk membahas hasil evaluasi Gubernur Sumut terhadap Perda tentang APBD Kab. Labuhanbatu TA 2013. Dari pembahasan terhadap hasil evaluasi Gubsu tentang Perda APBD Kab. Labuhanbatu TA 2013 dan Peraturan Bupati tentang Penjabaran APBD Kab. Labuhanbatu TA 2013, disepakati menindaklanjuti Keputusan Gubsu tersebut dengan menuangkannya ke dalam Nota Kesepakatan antara DPRD dengan Pemkab Labuhanbatu. Selain itu, kata Bupati, dari hasil rapat tersebut Badan Anggaran menyarankan agar tender-tender proyek fisik di tahun 2013 lebih cepat pelaksanaannya supaya tidak terjadi lagi keterlambatan pengerjaan proyek-proyek fisik seperti tahun 2012 lalu. Kami informasikan juga, kata Bupati, bahwa pada 21 Februari 2013 lalu telah diadakan rapat pembahasan rancangan peraturan daerah inisiatif DPRD Kab. Labuhanbatu tentang Penyelenggaraan Pendidikan di Kab. Labuhanbatu. Rapat ini melibatkan anggota Badan Legislasi Daerah DPRD, para SKPD, Ketua PGRI, Dewan Pendidikan dan stakeholder yang peduli dengan pendidikan di Kab. Labuhanbatu. (c07/a18)

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

Parit Pajak Inpres Tg.Tiram Jadi Tambak Ulat Waspada /Iwan Has

NELAYAN berskala kecil terlihat memungut ikan tangkapan dari laut belakangan ini meningkat karena tidak diganggu pukat trawl/gerandong.

Melaut, Faktor Rendahnya Partisipasi Pemilih TANJUNGBALAI (Waspada): Faktor utama rendahnya tingkat partisipasi masyarakat untuk mencoblos pada Pilgubsu lalu yang hanya 40 persen di Kota Tanjungbalai diduga disebabkan banyaknya nelayan yang pergi melaut. “Kalau kita lihat, mayoritas penduduk Kota Tanjungbalai kan nelayan. Saya menilai umumnya mereka lebih mengutamakan mencari nafkah daripada mencoblos di TPS,” kata Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tanjungbalai, Firmansyah melalui Anggota Komisioner Irfan Nasution dan Amrizal dikonfirmasi Waspada, Senin (11/3). Irfan menjelaskan, alasan dirinya mengatakan hal itu karena sesuai hasil perhitungan suara di dua kecamatan antara lain Teluknibung dan Seitualang

Raso. Tingkat partisipasi pemilih sangat minim, hanya 36 dan 37 persen, sementara jumlah pemilih laki-laki jauh lebih sedikit daripada pemilih perempuan. Divisi sosialisasi itu merinci, jumlah daftar pemilih tetap di Kec. Teluknibung sebanyak 23.937, yang datang mencoblos hanya 8.911 orang. Dari 8.911 pencoblos, jenis kelamin perempuan sebanyak 5.122 dan laki-laki hanya 3.789. Hal serupa terjadi di Kec. Seitualang Raso, pemilih tetap sebanyak 17.010, mencoblos 6.192 orang, laki-laki

2.572 dan perempuan 3.620. “Umumnya masyarakat di dua kecamatan ini pekerjaannya nelayan, kepala rumah tangganya kebanyakan pergi melaut. Ini sudah bisa dijadikan contoh perbandingan rendahnya tingkat kehadiran di TPS Pilgubsu lalu,” kata Irfan. Disebutkan, satu unit pukat langgar yang biasanya melaut selama berbulan-bulan memiliki anak buah kapal sebanyak 30 hingga 50 orang, sedangkan pukat apung ABK nya rata-rata 10 sampai 20 nelayan melaut selama 10 hari. Jumlah kedua jenis pukat ini ratusan di Kota Tanjungbalai, belum lagi nelayan jaring dan lain sebagainya. “Mereka melaut berharihari bahkan berbulan-bulan, Inilah yang menyebabkan rendahnya partisipasi pemilih

Pemkab Bantu Bibit Untuk Sawah Puso INDRAPURA (Waspada): Pemkab Batubara akan memberikan bantuan bibit kepada petani yang sawahnya puso terserang hama tikus di Desa Limausundai Kecamatan Airputih. Kepala Dinas Pertanian Kab. Batubara Ir. Riswan Simarmata menjawab Waspada seputar serangan hama tikus pada areal persawahan Desa Limausundai Musim Tanam (MT) 2012/2013 di Indrapura, Sabtu (9/3)

mengatakan, Pemkab Batubara sudah menyiapkan bantuan bibit bagi petani yang tanaman padinya puso (gagal tanam) itu. “Kita akan bantu 20 kilogram bibit per rante tanaman padi yang puso. Diperkirakan jumlah bantuan bibit itu mencapai lima ton,” ujar Simarmata. Menurut Simarmata, luas areal sawah yang puso di Limausundai hanya 10 hektar, bukan 200 hektar seperti yang dilaporkan. “Memang luas

tanaman yang terserang hama tikus itu 200 hektar. Selain dari 10 hektar yang puso, yang lain masih dapat panen. Kerusakannya hanya 10 persen saja,” ujar Simarmata. Dikatakannya, Musim Tanam (MT) 2013 di desa ini akan dimulai pertengahan Maret ini. Diharapkan MT ini serangan hama tikus tidak ada lagi, sehingga petani dapat panen dengan produksi yang baik, harap Simarmata. (c04)

Hari Ini Rekapitulasi KPUD Asahan KISARAN (Waspada): Rekapitulasi penghitungan surat Suara Kab. Asahan dalam Pilgubsu dilakukan hari ini, Selasa (12/3). Sampai saat ini, proses pemilihan berjalan dengan lancar dan tanpa ada gangguan, meskipundi beberapa wilayah masih terendam banjir. Sementara hingga Senin (11/3), baru 13 kecamatan yang telah mengirimkan surat suaranya di KPUD Asahan. Sedangkan 12 lagi masih dalam proses perjalanan, dan diperkirakan semua suara itu akan terkumpul hingga malam nanti. Ketua KPUD Asahan Linda Sari Agustina dikonfirmasi

Waspada melalui anggota KPU MYusuf Sinambela, didampingi Ibnu Azhar Saragih, menuturkan, bahwa dari awal pemilihan hingga sampai akhir dan proses rekapitulasi tingkat kecamatan dan pemindahan ke KPUD belum ada masalah yang mengganggu proses. Sama halnya dengan wilayah Asahan yang banjir semau berjalan sesuai dengan jadwal. “Hingga saat ini kita masih memantau keadaan proses pemindahan surat suara, dan kita masih menunggu kedatangan 12 kecamatan lagi,” jelas Yusuf. Disinggung dengan jumlah

pemilih yang memberikan surat suaranya, Yusuf belum bisa memberikan komentar, karena proses rekapitulasi belum dilakukan. “Untuk jumlah pemilih yang memberikan hak suaranya belum bisa umumkan, karena rekapitulasi belum dilakukan,” jelas Yusuf. Sementara berdasarkan data dari Desk Pemilu Pemkab Asahan, hitungan sementara hasil Pilgubsu di 25 kecamatan, hanya 255.179 orang (52,12 persen), yang memberikan hak suaranya, sedangkan jumlah DPT sebanyak 489.064 orang, dan yang tidak hadir sebanyak 233.885. (a15)

di Tanjungbalai,” tutur Irfan. Sedangkan tingkat kehadiran paling tinggi di seluruh Kota Tanjungbalai yang mencapai 96 persen terdapat di LP Pulosimardan Kota Tanjungbalai. Dari 401 yang tercantum di daftar pemilih tetap, 386 datang memberikan haknya di tempat pemungutan suara. “Mungkin karena mereka semua berada di lingkungan LP dan tidak ada kegiatan seperti mencari nafkah, ya hampir semuanya datang,” kata Irfan. Sementara rekapitulasi perolehan suara pada Pilgubsu 7 Maret lalu akan dilaksanakan hari ini, Selasa (12/3). Hasil rekapitulasi tersebut akan dikirimkan ke KPU Provinsi di Medan untuk direkapitulasi dari 33 kabupaten/kota di Sumatera Utara. (a32)

TG.TIRAM (Waspada): Dana pembangunan Pajak Inpres Jl. Rakyat Tanjungtiram Batubara miliaran, tidak didukung petugas instansi terkait melakukan perawatan lingkungan pajak tersebut. Sangat disesalkan keadaan lingkungan pajak semakin ‘jorok’ saluran parit jadi tambak ulat. Kami tidak mengetahui secara pasti siapa yang bertanggungjawab menjaga kebersihan lingkungan pajak seakan dibiarkan tambah jorok,” sebut Chaidir salah seorang pedagang di pajak Inpres kesal, Senin (11/3). Hendaknya, tampanya dia, pajak Inpres berumur 30 tahun lebih itu menjadi kebanggaan masyarakat dan terjaga kebersihannya. Bukan dibiarkan dalam parit di belakang pajak jadi tambak ulat. Padahal, kata Chaidir, pengelola pajak mengutip uang sampah harian dan bulanan sewa tapak, tetapi tak jelas kemana uang kutipan itu disetorkan. (a12)

Waspada/Helmy Has

WARGA mengharapkan lingkungan Pajak Inpres Tanjungtiram yang bersih.

MIN Padang Bulan Berpeluang Menjadi Adiwiyata Mandiri RANTAUPRAPAT (Waspada): Sekolah Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) Padang Bulan Rantauprapat, Kab. Labuhanbatu berpeluang menjadi Sekolah Adiwiyata Mandiri atau sekolah berwawasan lingkungan Mandiri di tingkat nasional. Kepala Badan Lingkungan Hidup (BLH) L.Batu Romiduk Sitompul SH menyampaikan itu dalam Rapat Tim Penanggungjawab Pelaksanaan Pengelolaan Program Sekolah Adiwiyata L.Batu, Senin (11/3) di ruang kerjanya. Peluang perolehan prestasi sekolah yang berwawasan di bidang lingkungan hidup ini disebabkan setelah setahun lalu MIN Padang Bulan Rantauprapat memperoleh kategori Sekolah Adiwiyata Nasional di Kementerian Lingkungan Hidup di Jakarta. “Syaratnya untuk dapat sekolah MIN Adiwiyata Mandiri harus dapat membina minimal 4 sekolah dari 10 sekolah yang masuk dalam pembinaannya. Kalau ingin meningkat menjadi Sekolah Adiwiyata Mandiri itulah yang harus

dilakukan, karena tahun 2012 lalu sekolah MIN itu, sudah memperoleh prestasi sekolah Adiwiyata Nasional. Sebenarnya, kata Romiduk, pihaknya sangat malu karena sekolah Adiwiyata masuk tingkat nasional diperoleh dari sekolah Kementerian Agama. Padahal, katanya, anggaran untuk menunjang sekolah Adiwiyata ada di lingkungan Pemkab Labuhanbatu. “Saya sangat malu sebenarnya, sekolah yang dapat penghargaan Adiwiyata Nasional dari MIN sekelolah Kementerian Agama. Kemenag tidak punya komando seperti kita, tetapi bisa memperoleh Adiwiyata Nasional. Kita punya APBD, ahlinya juga sama pemkab, kenapa sekolah kita tidak bisa meraih Adiwiyata Nasional. Kabid Penyuluhan BLH Kab. Labuhanbatu, Lidiya Purba menegaskan, tim Penanggungjawab Pelaksanaan Pengelolaan Program Sekolah Adiwiyata Kab. Labuhanbatu telah mengirimkan format isian ke 19 sekolah yang masuk dalam binaan sekolah Adiwiyata. (a18)

Solar Membeku Gas Elpiji 3 Kg Mencair BATUBARA (Waspada): Paska aksi nelayan kecil membakar pukat trawl/gerandong di Tanjungtiram, berlanjut diadakan pertemuan para nelayan bersengketa di DPRD Batubara, Jumat (8/3). Suasana kondusif mendapat dukungan nelayan, setelah alat tangkap pukat trawl gerandong dan sejenisnya tak melaut sampai, Senin (11/3). Masih terlihat kapal patroli dari Polres Asahan, Lanal TB bertambat di samping pelabuhan Tanjungtiram. Bagi nelayan kecil sedikit lega suasana rasa aman di laut, jenis ikan gulama bisa terjaring pendapatan lumayan bisa bergaji Rp100 sampai Rp120 ribu/hari melaut. Namun menurut warga, paska pukat trawl

gerandong tidak melaut beredar pameo ‘minyak solar membeku dan gas elpiji 3 kg mencair, Maksud pameo tersebut, warga menjelaskan, solar membeku diartikan pengusaha SPBB, SPDN mengeluh penjualan solar merosot, sebelumnya SPBB melayani pukat trawl gerandong berskala besar 4- 5 drum/hari melaut dan SPDN ikut merasakan penjualan solar berkurang. Sama halnya dirasakan pangkalan gas elpiji 3 kg. Biasanya gas elpiji di pasaran sulit mendapatkannya. Ternyata, sejak alat tangkap pukat/ gerandong tidak melaut, gas elpiji 3 kg mencair mudah didapat di pasaran meski harganya Rp18.000/tabung. Bahkan pemilik pangkalan menjajakan dagangannya ke masyarakat. (a12)

LCKI L.Batu Apresiasi Pemasangan Eskalator Dan Lift Pasar Glugur

Waspada/Sapriadi

ANGGOTA PPS di TPS V Desa Sedua Hulu, Kec. Simpangempat, yang terendam banjir membawa kotak surat suara untuk dibawa ke tangkahan (dermaga kecil) dan selanjutnya akan dibawa ke kantor camat saat Pilgubsu 2013.

RANTAUPRAPAT (Waspada): Lembaga Cegah Kejahatan Indonesia (LCKI) Labuhanbatu mengapresiasi Pemkab Labuhanbatu dibawah kepemimpinan Bupati dr H Tigor Panusunan Siregar SpPD dan Wakil Bupati Suhari Pane SIP atas pemasangan eskalator dan lift di Pasar Glugur Rantauprapat. Demikian disampaikan Ketua LCKI L.Batu Supardi Sitohang, SE didampingi anggotanya Basyarul Ulia Nst, SH,MM dan Masmulyadi, SH, Kamis (7/3) di Rantauprapat. Menurut Supardi, salah satu janji kampanye adalah mengoperasikan Pasar Glugur Rantauprapat yang sudah lama terbengkalai, dan menata kekurangan fasilitas pasar. Sehingga, nantinya Pasar Glugur benar-benar dapat

terwujud menjadi pasar modern yang memiliki daya saing dan mampu mendongkrak Pendapatan Asli Daerah (PAD). Pada 4 Maret 2013, Tigor dan Suhari telah membuktikan lagi janji kampanyenya dengan meresmikan penggunaan eskalator dan lift sebagai fasilitas pendukung angkutan barang dan orang pada gedung Pasar Glugur Rantauprapat. LCKI menilai. Dia menambahkan, untuk mendukung Pasar Glugur Rantauprapat menjadi pasar modern dan nyaman, Bupati dan Ketua DPRD L.Batu supaya menganggarkan di P-APBD 2013 atau APBD 2014, yaitu pengaspalan (hot mix) seluruh jalan dan lapangan parkir Pasar Glugur. (a18)


Sumatera Utara

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

B3

Wali Kota Sibolga Lepas Pawai Ta’aruf MTQ SIBOLGA SAMBAS (Waspada): Wali Kota Sibolga Drs. HM Syarfi Hutauruk secara resmi melepas peserta pawai ta’aruf dalam rangka pembukaan MTQ ke-3 tingkat Kec. Sibolga Sambas, Senin (11/3). Wali Kota Sibolga memberikan apresiasi yang tinggi terhadap pelaksanaan kegiatan MTQ yang diawali dengan pawai ta’aruf dihadiri berbagai elemen masyarakat muslim, kristen protestan, katolik yang tampak menyatu dalam kebersamaan. Syarfi mengatakan, Kota Sibolga merupakan miniaturnya Indonesia yang terdiri dari berbagai ragam etnis, suku, agama, adat dan budaya hidup harmonis secara berdampingan dan ini merupakan kota berbilang kaum dan badusanak. “Kebersamaan ini hendaknya terus dipertahankan dengan semangat persatuan dan kesatuan sehingga program pembangunan dilaksanakan Pemko Sibolga berjalan dengan baik dan sukses,” kata Syarfi Hutauruk. Wali Kota Sibolga melepas bendera start pawai ta’aruf di halaman kantor Camat Sibolga Sambas Jalan SM Raja dengan rute Jalan Sibolga

Waspada/Ist

WALI KOTA Sibolga Drs. HM Syarfi Hutauruk saat melepas pawai ta’aruf MTQ ke-3 tingkat Kec. Sibolga Sambas.

Ada Rekomendasi Gubsu, Simalungun Mekar 2014 SIMALUNGUN (Waspada): Bupati Simalungun DR JR Saragih, SH, MM menyatakan tetap komit terhadap janji politiknya mendukung terwujudnya pemekaran Kab. Simalungun. Pernyataan dukungan tersebut dikemukakan JR Saragih kepada wartawan usai meninjau kegiatan operasi katarak di RSUD Tuan Rondahaim Saragih di Pamatang Raya, Senin (11/3). Dikatakan, sebagai wujud dukungannya, dalam waktu dekat dia dan instansi terkait

akan pergi ke Kantor Gubernur di Medan guna mendapatkan rekomendasi dari Gubernur Sumatera Utara terkait permohonan usulan pemekaran Kab. Simalungun menjadi dua daerah otonom. “Usulan pemekaran Simalungun menjadi dua daerah

otonom terkendala karena belum ada rekomendasi dari Gubernur Sumatera Utara definif. Dalam waktu dekat ini, Plt Gubsu Gatot Pujo Nugroho akan resmi dilantik menjadi Gubsu definitif. Setelah dilantik, saya dan panitia pemekaran siap menghadap guna mendapatkan rekomendasi tentang pemekaran Simalungun,” tandas JR. Dikatakan, Pemkab Simalungun dan pihaknya sebagai bupati sangat komit dan mendukung terwujudnya peme-

karan Simalungun menjadi dua daerah kabupaten, yakni Kab. Simalungun sebagai induk beribukota di Pamatang Raya dan Kab. Simalungun Hataran sebagai hasil pemekaran beribukota di Perdagangan. Apalagi, lanjut JR Saragih, keinginan untuk merealisasikan pemekaran Simalungun tersebut merupakan janji politiknya ketika dia mencalonkan diri menjadi Bupati Simalungun pada 2010. “Saya optimis, jika reko-

mendasi pemekaran itu telah diterima dari Gubsu definitif, kita langsung giring berkasnya ke Kemendagri dan 2014 realisasi pemekaran Simalungun sudah terwujud,” tegas bupati. Menurut JR, dengan terwujudnya pemekaran Kabupaten Simalungun menjadi dua kabupaten, maka pembangunan di bumi ‘Habonaron Do Bona’ ini akan lebih maksimal dan lebih mudah memacunya untuk menyamai kabupaten yang sudah lebih dahulu maju. (a29)

13 Kecamatan Tunggak Raskin Di Tapteng TAPTENG ( Waspada): Akibat ulah oknum kepala desa dan kelurahan serta pihak kecamatan, 13 kecamatan di Tapteng masih menunggak raskin (beras miskin). “Ribuan warga menanggung akibatnya, karena Bulog tidak akan mengalokasikan raskin sebelum tunggakan dilunasi,” ujar Kepala Kantor Seksi Logistik (Kakansilog) Sibolga Rusli, SH kepada Waspada, Senin (11/3). Ditegaskan, untuk semen-

tara Bulog menunda penyaluran raskin di 13 kecamatan di Tapteng, karena masih ada tunggakan. Namun begitu, lanjut dia, sejak 27 Februari hingga 8 Maret lalu, pihaknya telah menyalurkan kepada 7 kecamatan yang tidak bermasalah di antaranya Kec. Pinangsori, Pandan, Tapiannauli, Sitahuis, Andamdewi dan Sirandorung. “Nanti akan menyusul kita salurkan untuk Kecamatan Sarudik dalam pekan ini,” ujar Rusli.

Dijelaskannya, jumlah Raskin yang telah disalurkan untuk Tapteng 645.210 Kg untuk 21.507 RTS yang dialokasikan untuk jatah Januari dan Februari pada tahun anggaran 2013. Sedangkan sejumlah kecamatan diTapteng menunggak pembayaran raskin kepada Bulog hingga Januari Rp1,2 miliar. Sementara itu, sambungnya, untuk jatah raskin di Kota Sibolga 4.901 RTS dengan jumlah 147.030 kg, sejak l 25 Februari

hingga 26 Februari telah disalurkan langsung ke masing-masing kelurahan di Kota Sibolga. Untuk Kota Sibolga karena tak ada masalah tunggakan, telah disalurkan 100 persen. Terkait adanya keluhan sejumlah warga beberapa kelurahan di Kota Sibolga mengaku resah dengan kualitas raskin yang buruk, Kakansilog Sibolga mengakuinya, memang beras yang disalurkan terakhir ini kebanyakan beras

berasal dari dalam negeri dan kemungkinan kualitasnya lebih rendah dibandingkan dengan raskin sebelumnya yang merupakan beras impor. Hanya saja, kata dia, kalau ada warga merasa kurang puas atas kualitas raskin, bisa saja melaporkannya kepada pihak kelurahan, lalu pihak kelurahan dan seterusnya pihak kecamatan nanti akan mengganti ke gudang Bulog yang ada di Sarudik,” jelasnya. (cpol)

Toba Go Green Hidupkan Kembali Ekosistem Danau Toba SIMALUNGUN (Waspada): Bupati Simalungun JR Saragih, menegaskan, program Toba Go Green yang dicanangkan Kodam I/BB sejak Oktober 2011 lalu merupakan program nasional yang harus didukung dan disukseskan pemerintah dan masyarakat. Program dengan gerakan menanam satu miliar pohon tersebut bertujuan menghijaukan dan menghidupkan kembali ekosistem Danau Toba yang harus dijaga dan dirawat dengan baik. Demikian JR Saragih saat pencanangan penanaman secara simbolis 1,5 juta pohon pro-

gram Toba Go Green Kodam I/ BB di Nagori (desa) Purba Dolok, Kec. Purba, Kab. Simalungun, Senin (11/3). Selain bupati, hadir pada acara tersebut Pangdam I/BB Mayjen TNI Lodewijk F Paulus diwakili Danrem 022/PT Kol Inf.Restu Widyantoro MDA, Dandim 0207 Simalungun Letkol Inf. Martin SM Turnip, Ketua DPRD Simalungun Binton Tindaon, Kajari, Ketua PN Simalungun, pimpinan SKPD Pemkab Simalungun, camat dan para tokoh masyarakat Kec. Purba. Dikatakan, apa yang diprogramkan dan dilaksanakan dalam Toba Go Green sekarang ini

DPC PDI Perjuangan Buka Pendaftaran Balon Bupati Palas SIBUHUAN (Waspada): Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI P) membuka pendaftaran bakal calon (balon) Bupati dan Wakil Bupati Padanglawas (Palas). Pendaftaran dibuka 11-18 Maret di Kantor PDIP Jalan Gunungtua, Desa Sibuhuan Julu, Kec. Barumun, Kab. Palas. “Pendaftaran ini sesuai ketetapan Surat Keputusan DPP no 031 tahun 2012 tentang penjaringan balon bupati,” kata Ketua Panitia Afnan Hasan Harahap didampingi Heri Andra Lubis, Ali Bosar Pulungan bersama Ridwan Hasibuan, Senin (11/3). Pendaftaran balon bupati dan wakil bupati yang dilakukan ini terbuka untuk umum dan semua golongan, baik dari kalangan kader partai maupun tokoh di luar partai. Kemudian baru dilakukan verifikasi berkas untuk mengeluarkan rekomendasi DPP yang diajukan melalui DPW PDI Perjuangan Provinsi Sumatera Utara. Pendaftaran dibuka PDI-P menyusul pelaksanaan Pilkada Kab. Palas yang semakin mendekat, yakni 11 September 2013, yang sekarang telah memasuki tahapan. (a33)

merupakan sebuah investasi yang sangat berharga, terutama bagi anak cucu kita pada 25 atau 30 tahun mendatang, sehingga patut diberi apresiasi yang tinggi untuk jajaran Kodam I/BB. Menurutnya, selama dua tahun pelaksanaan program Toba Go Green, diperkirakan investasi yang telah disumbangkan melalui program penanaman pohon dimaksud ke daerah ini mencapai Rp30 miliar. Sedangkan bantuan Pemkab untuk kegaiatan itu hanya sedikit tidak sampai 10 persen dari investasi tersebut. “Pemerintah dan masyarakat Kabupaten Simalungun pantas berterimakasih kepada Kodam I/BB dan jajaran karena

telah melakukan penanaman sejuta pohon, dan hari ini kembali dicanangkan penanaman 1,5 juta pohon demi pelestarian lingkungan dan ekosistem Danau Toba,” ujar bupati. Secara khusus, Bupati JR Saragih berpesan kepada camat, pangulu dan masyarakat untuk setiap saat menjaga dan merawat tanaman pohon dimaksud agar tidak rusak atau mati karena dimakan oleh ternak penduduk. Sementara, Pangdam I/BB diwakili Danrem 022/PT Kol Inf. RestuWidyantoro menegaskan, pencanangan penanaman 1,5 juta pohon program Toba Go Green untuk menghijaukan kembali ekosistem Danau Toba, terutama di kawasan lahan kritis.

Dikatakan, program Toba Go Green merupakan program nasional gerakan penanaman 1 miliar pohon yang sudah dilaksanakan sejak dua tahun lalu. Sedangkan target Toba Go Green adalah penanaman 40 juta pohon selama 14 tahun. Jenis pohon yang ditanam antara lain alpukat, kemiri, mangga, durian, petai, pinus dan ingul. “Kami berharap masyarakat turut membantu menjaga dan merawat pohon yang ditanam ini, sehingga pada gilirannya setelah tiba waktunya nanti, masyarakat dapat menikmati hasilnya karena pohon yang ditanam adalah pohon yang bisa dipetik buahnya,” tandas Danrem 022/PT. (a29)

Wartawan Itu Jadi Wakil Rakyat P.SIDIMPUAN (Waspada): Wartawan itu sudah menjadi wakil rakyat. Itulah yang terjadi, saat Muhammad Syahnan Lubis, jurnalis salah satu televisi nasional, diambil sumpah/janji sebagai anggota DPRD Pergantian Antar Waktu (PAW ), di gedung DPRD, Senin (11/3). Muhammad Syahnan Lubis dari Partai Kebangkitan Bangsa Pembangunan (PKB) menggantikan M Isnandar Nasution yang menjabat sebagai Wakil Wali

Kota Padangsidimpuan periode 2013-2018 dan mengundurkan diri dari anggota DPRD Padangsidimpuan periode 2009-2014. Ketua DPRD Padangsidimpuan, H Azwar Syamsi Lubis SE MM mengatakan, pelantikan anggota DPRD sebagai PAW tersebut berdasarkan Keputusan Gubernur Sumatera Utara Nomor 188.44/111/KPTS/ Tahun 2013 tentang Peresmian Pengangkatan Pengganti Antar Waktu Anggota DPRD Kota

Padangsidimpuan. Azwar Syamsi juga menyampaikan ucapan terima kasih serta apresiasi yang sangat tinggi kepada M Isnandar atas kontribusi serta dedikasi selama menjadi anggota DPRD Padangsidimpuan. Pelantikan M Syahnan dihadiri Muspida Plus, Wali Kota Padangsidimpuan Andar Amin Harahap,WakilWali Kota M Isnandar Nasution, anggota DPRD setempat dan SKPD. (c13)

ESJA Unggul Di Sibolga SIBOLGA (Waspada): Menurut versi Desk Pemko Sibolga, hasil Pilgubsu 7 Maret 2013, pasangan ESJA (Efendi Simbolon-Jumiran Abdi) unggul 40,66% sebanyak 11.873 suara, disusul pasangan GusMan dengan perolehan suara 7.818 atau 26,77 % dan urutan ketiga GanTeng 17,32 % dengan perolehan suara 5.057, urutan keempat Amri-RE dengan 9,74% dengan perolehan suara 2.884 dan juru kunci Chairuman-Fadli memperoleh suara 5,52% atau 1.611 suara. Informasi dihimpun Waspada, di empat kecamatan di Kota Sibolga perolehan suara ESJA terbanyak diperoleh di Kec. Sibolga Utara disusul Kec. Sibolga Selatan. Sementara pasangan GusMan unggul di Kec. Sibolga Sambas, disusul Kec. Sibolga Kota. Meski begitu, sesuai dengan keterangan dari Ketua KPU Kota Sibolga Nazran, SE partisipasi jumlah pemilih yang datang ke TPS di kota Sibolga hanya sekira 40 persen dari jumlah DPT (Daftar Pemilih Tetap) 69.028 orang pemilih. Ketua KPU kota Sibolga yang ditanyai Waspada, Senin (11/ 3) melalui Sekretaris Inchawadi di kantornya mengungkapkan, penetapan hasil Pilgubsu untuk kota Sibolga akan digelar Selasa (12/3) melalui rapat pleno. (cpol)

Waspada/Ahmad Cerem Meha

KETUA DPRD Kota Padangsidimpuan H Azwar Syamsi SE MM (kanan) melantik anggota DPRD setempat PAW dari PKB, M Syahan Lubis (kiri) di gedung dewan setempat.

Baru menuju Jalan Suprapto dan finish di Jalan Cendrawasih halaman Masjid Al-Muklisin. Selain itu pawai ta’ruf dimeriahkan marching band Darur Rahmad, SDN 081228, SD Swasta Burul Falah, SDN 081231, SDN 081239 dan marching band SD Swasta Muhammadiyah Kota Sibolga dan ribuan peserta hingga memacetkan arus lalulintas sepanjang 3 Km. Camat Sibolga Sambas Faisal Pahmi Lubis, S.Sos melalui ketua Panitia MTQ Syahnul Pasaribu, ST didampingi Sekretaris Zulkifli Sigalingging, SE mengungkapkan, kafilah merupakan utusan dari 4 kelurahan yakni Kel. Pancuran Bambu, Pancuran Dewa, Pancuran Pinang dan Kel. Pancuran Kerambil. Dikatakan Syahnul, 9 cabang yang akan diperlombakan yakni MTQ anak-anak, remaja, dewasa putra/i, Khattil Tulisan Buku Putra/i, Khattil Hiasan Mushaf Putra/i, Khattil hiasan Dekorasi Putra/i, Tartil Quran Putra/i, Fahmil Quran Putra/i, Hifjil Quran 1 juz Putra/i, Syahril Quran dan makalah Ilmiah. Bagi para kafilah khusus pemenang juara 1 nanti akan diutus ke tingkat Kota Sibolga. (a24/cpol)

Kuota Kursi DPRD Palas Di Sejumlah Dapil Berubah SIBUHUAN (Waspada): Kuota Kursi DPRD Kab. Padanglawas (Palas) sesuai Bilangan Pembangi Penduduk (BPPd) tetap 30 kursi, namun kuota dan alokasi kursi untuk masingmasing daerah pemilihan (Dapil) terdapat perubahan. Demikian Ketua Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kab. Palas Elfin Hamonangan Harahap bersama Atas Siregar, Divisi Teknis Penyelenggara Pemilu kepada Waspada, Senin (11/3) terkait penyusunan Dapil dan alokasi kursi DPRD Kab. Padanglawas pada Pemilu Legislatif 2014. Alokasi kursi dewan berdasarkan penyusunan Dapil, Kec. Barumun dan Barumun Selatan masuk dapil I, dengan kuota 7 kursi, Dapil II Kec. Lubuk Barumun, Ulu Barumun dan Kec. Sosopan sebelumnya ditetapkan 5 kursi menjadi 6 kursi. Dapil III, meliputi Kec. Barumun Tengah, Huristak, Aeknabara Barumun dan Kec. Sihapas

Barumun sebelumnya dialokasikan 7 kursi sekarang menjadi 6 kursi, Dapil IV meliputi Kec. Sosa dan Kec. Batang Lubu Sutam dengan alokasi 6 kursi, sedangkan Dapil V Kec. Hutaraja Tinggi dialokasikan 5 kursi. Dengan adanya perubahan alokasi kursi di beberapa dapil tersebut, maka dalam waktu dekat akan disampaikan kepada partai politik peserta pemilu, seperti Partai Hanura, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan, Partai Nasional Demokrat, (NasDem), Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Partai Golongan Karya (Golkar) dan Partai Demokrat. Penetapan alokasi kursi DPRD Palas itu sesuai UU no 8 tahun 2012 tentang pemilu anggota DPRD Kabupaten/Kota, DPRD Provinsi, DPR RI dan DPD RI, yang berdasarkan bilangan pembagi penduduk. Saat ini jumlah penduduk di Kab. Palas 250.344 jiwa. (a33)

Warga Panyabungan Minta Sungai Rantopuran Diluruskan PANYABUNGAN (Waspada): Warga Mandailing Natal (Madina) khususnya dari Kec. Panyabungan mengharapkan pembangunan tanggul sepanjang 1 km dan pelurusan Sungai Rantopuran. Sebab, bila Sungai Rantopuran meluap, rumah dan lahan pertanian rusak diterjang banjir dan kembali ditimbun lumpur. Pasca banjir bandang yang melanda enam desa di Kec. Panyabungan, Madina, pada Kamis (13/2) lalu, rumah dan lahan pertanian warga di seputaran Daerah Aliran Sungai (DAS) Rantopuran dan Desa Manyabar Jae dan Manyabar, rusak parah. “Pemkab Madina kita minta segera membangun tanggul penahan sepanjang 1 Km secara permanen dan pelurusan Sungai Rantopuran,” ujar anggota DPRD Madina Sofyan Edi Saputra kepada Waspada, baru-baru ini di Panyabungan. Pembangunan tanggul/dek pengaman dari desa Gunungtua sampai ke Manyabar sudah sangat mendesak dilakukan. Sebab, kalau dibiarkan, rumah dan lahan pertanian warga akan hanyut kalau sungai ini kembali meluap. Dikatakannya, pasca banjir tersebut kondisi

daerah aliran sungai sudah hampir sama tingginya dengan pemukiman, bahkan sebagian ada yang lebih tinggi. Jika tidak segera dilakukan antisipasi dengan pembuatan tanggul, meluap sedikit saja air sungai akan kembali masuk ke pemukiman dan rumah warga. “Akibatnya mereka tidak nyaman lagi tinggal di rumah masing-masing.” “Sementara kondisi pemukiman masyarakat yang tertimbun lumpur dan pasir hampir 79 rumah kondisinya masih memprihatinkan, 40 rumah total tidak bisa lagi difungsikan. Kondisi perekonomian masyarakat cukup mengkhawatirkan, sebab hampir seluruh masyarakat mata pencahariannya adalah petani, di satu sisi sebagian lahan mereka sudah habis di hanyutklan air, bahkan hampir 75 hektar lahan persawahan gagal panen akibat banjir di daerah ini,”ujarnya. Sofyan juga mendesak Pemkab Madina agar segera mengusulkan pembuatan Perda pembukaan lahan baru ke DPDR Madina. Sebab, besar dugaan banjirnya wilayah Panyabungan dan sekitarnyaeratkaitannyadanpembukaanlahansecara sembarangan di hulu Sungai Rantopuran. (c15)

Waspada/Edoard Sinaga

MAHASISWA Kota Pematangsiantar mengadakan aksi unjukrasa ke gedung DPRD dan menyampaikan surat perintah sebelas mahasiswa Siantar kepada DPRD.

Mahasiswa Demo Peringati Supersemar

Pemko P. Siantar Dituding Tidak Peduli Rakyat PEMATANGSIANTAR (Waspada): Pemko Pematangsiantar dituding tidak peduli terhadap masalah rakyat, karena banyaknya kebijakan Pemko saat ini tidak pro rakyat dan hanya menguntungkan segelintir kelompok tanpa menghiraukan derita dialami rakyat. “Kami menilai Pemko dalam menjalankan kebijakannya sudah berubah gaya menjadi pola pemerintahan preman dan kekanak-kanakan yang seharusnya pola pemerintahan yang santun, beretika dan pro rakyat,” teriak mahasiswa yang memperingati Surat Perintah Sebelas Maret (Supersemar) dengan berunjukrasa ke gedung DPRD, Senin (11/3). Menurut mereka, dalam penanganan kasus rakyat, Pemko lebih memilih bertindak arogan daripada duduk bersama mencari solusi dan jalan terbaik untuk kepentingan bersama. Aksi 11 mahasiswa terdiri Koordinator Aksi Elisbet Purba, Bilson Panjaitan, Alpian Parhusip, Deddi Purba, Esron Hutauruk, Amar Sofyan Tanjung, Mahyuni PratiwiTanjung, Rahel Siadari, Arif Afandi Sitorus, Nixxon Tampubolon dan Thomson Sabungan Silalahi di depan pintu utama gedungDPRD,hanyadijagapihakkepolisiantanpa Satpol PP, hanya membawa sehelai spanduk berbunyi Supersemar (surat perintah sebelas

mahasiswa Siantar) dan dua bendera Merah Putih. Para mahasiswa itu berorasi bergantian dan menyatakan gaya Pemko itu diperburuk dengan tidak berjalannya fungsi kontrol yang dimiliki DPRD, yang seharusnya menjadi tempat penyampaian aspirasi dan berpihak kepada rakyat, tapi malah memilih tunduk kepada wali kota daripada kepada rakyat yang sudah memberikan mandat untuk memperjuangkan aspirasi dan hak rakyat. “DPRD terkesan melakukan pembiaran terhadap program Pemko yang sampai saat ini belum berjalan dan belum tepat sasaran, seperti Jamkesmas, dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS), maraknya pungutan liar (pungli) dan masalah-masalah lainnya,” teriak mahasiswa. Melihat kondisi ini, mereka memerintahkan DPRD dalam sebelas surat perintah sebelas mahasiswa Siantar, agar melibatkan rakyat dalam menyelesaikan kasus-kasus, contohnya kasus Tanjung Pinggir dan relokasi pedagang, memanggil pihak eksekutif dan membicaraan tentang perubahan gaya atau pola pemerintahan menjadi santun, beretika dan pro rakyat. Mahasiswa meminta agar DPRD mengusut kutipanuangparkirdiRSUDDr.DjasamenSaragih yang tidak diketahui dikemanakan. (a30)


Aceh

B4

Hotel Lido Graha Bergejolak Lagi

Good And Clean Government Faktor Penting Dalam Pembangunan

LHOKSEUMAWE (Waspada): Setelah malakukan demo pada 18 Januari 2012 lalu, kini 36 karyawan dan outsourcing (tenaga kontrak) Hotel Lido Graha Pemkab Aceh Utara melakukan hal serupa di depan hotel, Cunda, Lhokseumawe, Senin (11/3). Pantauan Waspada, unjuk rasa yang dilakukan kali ini masih ada kaitannya dengan unjuk rasa tahun lalu, yaitu kejelasan pembayaran gaji karyawan dan outsourcing. Target demo juga sama, yaitu Direktur Lido Graha Syukri Ibrahim. Sementara saat ini, Syukri juga menjabat Direktur Utama PDPA (Perusahaan Daerah Pembangunan Aceh). Mereka mengusung sepanduk bertuliskan seperti, “Direktur kami melawan putusan pengadilan, tidak tahun undang-undang tenaga kerja”. Berikutnya, “Bayar hak2 kami, jangan kau telan hak2 kami Syukri, sekarang juga”. Selanjutnya, “Syukri Ibrahim, dimana uang pesangon karyawan”. Ada juga tulisan, “Usut penyelewengan keuangan Lido Graha Hotel”. Kata koordinator aksi, Ahmad Danil, mereka melakukan demo karena direktur hotel Syukri telah mengabaikan putusan pengadilan. Setelah diputuskan di Pengadilan Negeri Banda Aceh 14 Desember 2012 oleh Hakim Ketua Ainal

LANGSA (Waspada): Pemerintahan yang baik dan bersih (Good And Clean Government) merupakan faktor penting dalam sebuah proses Pembangunan.Tanpa keinginan mewujudkan pemerintahan yang baik dan bersih tidak mungkin melakukan pembangunan dengan baik. Wakil Wali Kota Langsa Drs Marzuki Hamid, MM saat membuka acara Pelatihan Kantor Sendiri (PKS) Inspektorat Kota Langsa di aula kantor itu, Senin (11/3). Lanjutnya, pengabaian terhadap Good Governance telah menjadi penyebab terhadap krisis keuangan yang terjadi di kawasan Asia pada era tahun 1997. Pihaknyamenyambut baikPelaksanaanPelatihanKantorSendiri (PKS), karena menurut hematnya kegiatan ini adalah suatu bentuk prakarsa yang cukup baik untuk meningkatkan kualitas aparat pengawasan di jajaran Inspektorat Kota Langsa. (m43)

4 Pekerja Kritis Disambar Petir PEUREULAK (Waspada): Empat pekerja yang selama ini tercatat sebagai karyawan PTPN I KSO PTPN III di kawasan Julok Rayeuk Selatan, Kecamatan Indra Makmur, Kabupaten Aceh Timur disambar petir, Sabtu (9/3) sekira pukul 18:00. Dari empat orang satu di antaranya mengalami luka kritis yakni bernama Syakirin, 31, asal Kecamatan Lhoksukon, Kab. Aceh Utara. Dia terpaksa harus menjalani perawatan intensif di RSUD Idi, Aceh Timur. Dia sempat tak sadarkan diri hampir 24 jam, namun setelah dirujuk ke RSUD Idi kini sudah mengalami perubahan kesehatan membaik. Syakirin mengalami luka dibagian muka bagian kanan, tangan dan dada disebutkan sedikit susah bernafas. Informasi yang diperoleh dari beberapa temannya, Syakirin disambar petir saat bekerja di area kebun sawit Gampong Julok Selatan milik PTPN I. Kala itu, dia baru saja selesai bekerja Program Replainting di Kebun Julok Rayeuk Selatan Kec. Indra Makmu, Aceh Timur. Menurut keterangan Shakban, sepupunya Syarikin disebutkan bahwa saat itu Syakirin mandi sore Syakirin berjalan masuk ke rumah. Namun hujan deras dan petir terus menyambar. Tibatiba petir spontan menyambar ke arah Syakirin. Setelah dihantam sinaran Petir, Syakirin jatuh dan tak menyadarkan diri. Sejumlah warga yang mengetahui kejadian tersebut langsung membantu mengangkat korban dan dilarikan ke Puskesmas Indra Makmur dan selanjutnya dirujuk ke RSUD Idi. (b24)

Usulan Dapil Oleh KIP Bireuen Dinilai Tepat BIREUEN (Waspada):Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Kabupaten (DPRK) Kabupaten Bireuen, Syafruddin menilai usulan Daerah Pemilihan (Dapil) yang disampaikan Komisi Independen Pemilihan (KIP) setempat untuk ditetapkan oleh KPU dinilai sudah tepat. Hal ini disampaikannya kepada Waspada, Senin (11/3) di Bireuen. Dapil anggota DPRK Bireuen yang sudah menjadi enam dari empat Dapil pada Pemilu sebelumnya sudah sesuai dengan aturan dan perundang-undangan yang berlaku. “Dengan Dapil ini masyarakat juga lebih mudah mengenal profil calon anggota dewan yang akan dipilihnya,” terang Syafruddin. Dengan demikian, katanya, masyarakat memilih wakilnya untuk mengisi kursi di lembaga legislatif yang dinilai mampu membawa aspirasi masyarakat dalam rangka meningkatkan kesejahteraan warga di daerah yang diwakilinya. Ketua KIP Kabupaten Bireuen, Mukhtaruddin, SH.MH di tempat terpisah mengatakan, usulan Dapil untuk pemilihan DPR Kabupaten Bireuen telah disampaikannya kepada KPU Pusat di Jakarta melalui KIP Aceh. (b17)

Tim Seleksi KIP Simeulue Diumumkan SIMEULUE (Waspada): Tim Adhoc DPRK Simeulue yang diketuai Ketua Komisi A, M Khani, BSc yang bertugas menyaring anggota tim seleksi penerimaan, verifikasi dan penentuaan anggota KIP Simeulue priode 2013-2018 kemarin siang mengumumkan secara resmi 5 nama dari 15 yang mendaftar. Adapun berdasar pengumuman yang dipampangkan di papan pengumuman di kantor DPRK Simeulue, Senin (11/3) urut pertama Rusdi S,Hi, Idris K, SPd, Rawal Adi,SPd.SAg, Amsar Nazir, SPd dan Rismaida, SPd.MSi. Sedangkan dua pada posisi cadangan Juli Suherman, SPd dan Dadang Tohara, SPd. Menurut anggota tim Adhoc penyaringan berjalan secara jujur dan profesional. Sementara itu Ketua Komisi C DPRK Simeulue, M Johan Jallah menuding perekrutan anggota tim penyaring seleksi anggota KIP Simeulue tidak demokratis. Karena anggota tim Adhoc ditunjuk tunjuk saja tanpa musyawarah dan didominasi oleh anggota DPRK dari Dapil II. (cb08)

Polres Nagan Raya Lepas Calon Brigadir Ke Polda Aceh NAGAN RAYA (Waspada) : Kapolres Nagan Raya melepaskan 25 calon Brigadir kePolda Aceh. Dalam pelepasan itu dari hasil seleksi pendaftaran yang di lakukan oleh panitia penerimaan brigadir yang melibatkan dari Dinas Pendidikan, Dinas Catatan Sipil, MPU, Kakanmenag Dinkes dan wartawan di aula Mapolres setempat, Minggu (10/3) Kapolres Nagan Raya AKBP Gunawan Eko Susilo, SIK, melalui AKP Kasino, Sekretaris penerimaan bintara remaja (Pan Ban Rem) kabupaten itu kepada Waspada, Senin (11/3) mengatakan, penerimaan calon bintara remaja tanpa bantuan apapun. Sebelumnya sebanyak 29 calon brigadir yang mendaftar, setelah dilakukan tes pengukuran badan dan fisit serta timbang berat badan namun 4 orang gagal satu calon polwan dan 3 lakilaki.(cb07)

Ketua Golkar Gayo Lues Dilantik BLANGKEJEREN (Waspada) : Sulaiman Abda Ketua DPD Partai Golkar Provinsi Aceh, Minggu (10/3) melantik Ketua DPD Partai Golkar Gayo Lues, H Ibnu Hasim di sekretariat Blangsere. Prosesi pelantikan itupun berjalan lancar, yang dimeriahkan ratusan tamu undangan lainnya dari beberapa kabupaten. Terlihat hadir pada kesempatan itu, Anggota DPR-RI Dapil I, Said Fuad Zakaria, Bupati Aceh Tenggara, H Hasanuddin Bruh, Ketua Golkar Aceh Tenggara, HM Salim Fakhri dan tamu undangan lainnya. Usai pelantikan, Sulaiman Abda mengatakan, tugas Ibnu Hasim semakin berat, pada satu sisi ia harus mengemban tanggung jawab sebagai kepala daerah ( Bupati Gayo Lues) di sisi lain, ia harus menempatkan dirinya sebagai ketua Partai Golongan Karya Gayo Lues. (cjs)

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

Waspada / Zainuddin Abdullah

SEORANG pencuri tertangkap oleh warga di siang bolong di kawasan Simpang Pertamina Desa Hagu Selatan, Kecamatan Banda Sakti Kota Lhokseumawe, Senin (11/3) dan nyaris babak belur dihakimi massa. Pelaku sering memasuki rumah warga setempat untuk mencuri barang berharga. Masalah sosial khususnya penggangguran menjadi masalah yang sekarang dihadapi di Aceh. Dampaknya adalah terjadinya kriminalitas sebagaimana yang terjadi di Lhokseumawe.

Rakyat Minta Gubernur Tidak Lupakan Janji LHOKSEUMAWE (Waspada): Rakyat Aceh meminta Gubernur Aceh, Zaini Abdullah tetap ingat dan komitmen terhadap janji yang pernah dilontarkan pada saat kampanye dulu. Setidaknya ada 21 janji yang telah diucapkan dan disampaikan tim kampanye ZainiMuzakir (Zikir) di tingkat provinsi maupun kabupaten kota di Aceh. “Kami senang men-

dengar janji itu dan yakin kalau gubernur belum melupakannya,” kata Ridwan,50, warga Lhokseumawe, Senin (11/3). Janji yang disampaikan oleh tim kampanye Zikir itu cukup memberikananginsegar,danmenunjukkan pemimpin ini punya semangat besar dan itikad baik untuk memajukan Aceh dan meningkatkan harkat dan martabat warganya, lanjut Rizwan. Namun, janji-janji itu sekarang terasa mengambang, bahkan ada yang belum tersentuh sedikit pun, kata Thayeb,40, warga lainnya. “Itulah sebabnya

rakyat Aceh perlu mengingatkan kembali agar gubernur dan orang-orang di pemerintahannya tidak lupa,” ujarnya. Janji gubernur ini juga beredar di kalangan luas dan kerap menjadi pembicaraan. “Ada yang yakin , Gubernur Aceh akan melaksanakan janji itu sepenuhnya, ada pula yang beranggapan itu hanyalah cet langet (semata angan-angan). Namun, kita semua sangat berharap gubernur bisa melaksanakannya secara perlahan-lahan,” ucap Zulfadli,26, seorang mahasiswa. (b14)

Adapun sejumlah janji yang telah beredar di masyarakat dan dimuat sejumlah media massa 1. Mewujudkan Pemerintahan Aceh yang bermartabat dan amanah, mengimplementasikan dan menyelesaikan turunan UUPA, komit menjaga perdamaian Aceh sesuai dengan MoU Helsinki, menerapkan nilai-nilai budaya Aceh dan Islam di semua sektor kehidupan masyarakat. 2. Menyantuni anak yatim dan kaum duafa. 3. Mengupayakan penambahan jumlah kuota haji Aceh, pemberangkatan jamaah haji dengan kapal pesiar, naik haji gratis bagi anak Aceh yang sudah akil balig. 4. Menginventarisir kekayaan dan sumber daya alam Aceh, menata kembali sektor pertambangan di Aceh. 5. Menjadikan Aceh layaknya Brunei Darussalam dan Singapura. 6. Mewujudkan pelayanan kesehatan gratis yang lebih bagus, mendatangkan dokter spesialis dari luar negeri. 7. Pendidikan gratis dari SD hingga perguruan tinggi. 8. Memberikan Rp 1 juta per KK per bulan dari dana hasil migas. 9. Mengangkat honorer PNS. 10. Meningkatkan kesejahteraan rakyat Aceh. 11. Membuka lapangan kerja baru. 12. Meningkatkan pemberdayaan ekonomi rakyat. 13. memberantas kemiskinan dan menurunkan angka pengangguran

Mantan Kombatan GAM

Ancam Demo Kantor Pemerintah Aceh BIREUEN (Waspada): Para mantan kombatan Teuntra Neugara Aceh (TNA) sayap militer Gerakan Aceh Merdeka (GAM) mengancam akan menggelar aksi demontrasi ke Kantor Pemerintah Aceh untuk menuntut Gubernur danWakil Gubernur provinsi itu untuk mempertanyakan hak-hak mereka, sebagaimana yang tercantum dalam Mou perundingan GAMRI di Helsinky, 2005 lalu, yaitu, menyediakan lahan, tempat tinggal dan modal usaha. Namun, sampai sekarang hal itu belum jelas. Selain itu, dalam kesempatan itu mereka juga akan mempertanyakan mengenai pada realisasi UUPA yang mereka nilai selama belum berjalan sebagaimana diharapkan atau sebegaimana amanah MoU. Hal itu diungkapkan, mantan anggota TNA dan juga Ketua Ikatan Pemuda Tanah Rencong (IPTR) Aceh, Hasnawi Ilyas alias Alwi Djuli, 43, kepada Waspada, Senin (11/3). “Kami lihat perkembangan Pemerintah Aceh yang sekarang ini seolah-olah

Hasnawi Ilyas alias Alwi Djuli tidak lagi mau peduli dengan MoU dan UUPA, maka kami akan menggelar demo untuk mempertanyakan hal itu serta akan menuntut hak kami karena sampai sekarang ini belum jelas-jelas,” tegasnya. Menurutnya, sekarang ini pihaknya seadang mendata mantan TNA sebagaimana yang tercantum dalam MoU dan UUPA termasuk pasukan Inong Balee untuk mengajak atau ber-

seru bersama menggelar demontrasi ke kantor Gubernur Aceh untuk mempertanyakan hal-hal yang belum dijalankan pemerintah Aceh sekarang ini. “Pemerintah Aceh sekarang kami nilai tidak lagi amanah sebagaimana yang diharapkan atau yang disampaikan saat kampanye dulu, makanya kami sekarang ini sedang mengatur barisan untuk datang ke Banda Aceh menggelar demonstrasi ke kantor Gubernur,” kata Aneuk Linge sebutan akrab Alwi. Alwi menambahkan, pihaknya tidak main-main atau gertak saja mengenai rencananya itu, bahkan pihaknya siap menghadapi apapupun rintangan atau siapun yang akan menghalangi tujuan atau rencana mereka. “Kami dulu telah lama berjuang untuk Aceh termasuk kami rela hidup di dalam rimba, maka nanti kami harap jangan ada pihak-pihak yang mencoba-coba halangi niat kami, karena kami juga sudah siap apa saja termasuk nyawa juga siap kami pertaruhkan,” pungkasnya. (cb02)

Lotere Berhadiah Mulai Meresahkan

Disintegrasi Aceh Pasti Mengancam

SINGKIL (Waspada) : Lotere berhadiah yang dijajakan hampir setiap warung di Kampong Pulau Balai, Kecamatan Pulau Banyak, Kabupaten Aceh Singkil keberadaannya mulai meresahkan masyarakat di sana . Demikian disampaikan Nukman, tokoh masyarakat Pulau Balai kepada Waspada belum lama ini di Pulau Banyak. Menurut PNS yang bekerja di Setcam Pulau Banyak itu kehadiran lotere yang berhadiah HP, rokok dan baju jaket itu sama dengan judi terbuka . Sehingga keberadaanya perlu diwaspadai sebab kehadiran lotere sangat berpengaruh dengan ekonomi masyarakat apalagi penggemar lotre sangat banyak mulai dari orang dewasa sampai anak-anak sekolah dasar. Nukman menambahkan apabila dilihat dari dampak ekonomi secara tidak langsung masyarakat Pulau Banyak sangat dirugikan karena hampir setiap minggu para penjual lotere membawa uang dari kecamatan itu hampir Rp35 juta per minggu sementara lotere yang dijajakan berhadiah paling besar Rp200 ribu.(cdin)

BANDA ACEH (Waspada): Pemerintah sendiri atau SelfGovernment di Aceh yang menjadi dasar perundingan Damai RI dan GAM pada Agustus 2005 silam hingga kini belum terwujud, dan hal tersebut akan menjadi pemicu kekecewaan rakyat Aceh atas Jakarta dan kepada beberapa bagian dari petinggi GAM yang akan berujung pada disintegrasi baru di Aceh. Demikian disampaikan Mantan Juru Runding GAM saat Coha/HDC&JSC, Hamdani dalam diskusi publik tenang disintegrasi Aceh di Lingka Kupi dan Pustaka kawasan Limpok Darussalam, Banda Aceh, Senin (11/3) siang.

“Saat ini kita masih aman karena masih ada dana otonomi, tapi setelah itu bagaimana, sementara usia perdamaian hampir 10 tahun, dan hal ini merupakan masa-masa kritis,” ungkap Hamdani. Masa kritis perdamaian terjadi karena Self-Government yang dijanjikan itu tidak pernah terwujud, sementara itu adalah poin penting dari perjanjian damai, sebut tokoh masyarakat Gayo itu. “Saya bersamaYusra (tokoh GAM) pernah membuat kajian soal Self-Government, dan memang itu tidak akan terwujud, ditambah lagi soal dari selama ini kampanye pemerintah di

Aceh selalu berkenaan soal otonomi khusus, dan itu tertulis mulai dari kampanye sampai soal anggaran,” ungkap Hamdani. Gagalnya Self-Government kata Hamdani merupakan kegagalan beragam perjuangan yang pernah terjadi di Aceh, sejak masa perjuangan Ulama Aceh, Daud Beureueh dan kembali berulang saat ini. Perpecahan di masa depan, kata Hamdani bisa saja dilakukan oleh masyarakat Gayo dan masyarakat di pesisir Barat Aceh dengan pemisahan daerah administrasi.“Yang perlu dicatat gagalnya selfgovernment pemicunya,” ungkap Hamdani.(b08)

Mardiah, Syukri harus dibayar sebesar Rp206 juta kepada 36 karyawan dan outsourcing, tapi kini belum ada kejelasan. Gaji-gaji tersebut seperti gaji 1,5 bulan Rp88.687.500, penggantian perumahan/pengobatan Rp64.245.000 plus uang penghargaan masa kerja dikali 15 persen, uang cuti tahunan 2011 sebesar Rp45.965.650, iuran Jamsostek sampai Februari 2012 untuk 25 orang Rp1.196. 950 serta untuk 11 orang Rp5.0466.800, dan terakhir ongkos perkara Rp1.061.000. Namun sampai kini, uang tak kunjung dibayar, meski Syukri secara bersamaan telah menjabat jabatan lain di provinsi. Bahkan seorang ibu yang mengaku suaminya meninggal akibat stroke setelah demo tahun lalu, datang melakukan demo kemarin. Dalam demo ini mereka juga mendirikan tenda di depan hotel, dan komit sebelum ada kejelasan mereka akan menginap di tenda. Pihak manajemen, Waliul Amri saat dihubungi Waspada, mengatakan, setelah duduk sama dengan pendemo, dan disaksikan pihak kepolisian, mereka sepakat sejumlah gaji dibayar pada 18 Maret 2013. Sejak ada kesepakatan tertulis ini, pendemo juga membubarkan diri.(cmk)

PIM Ancam Pecat Distributor Nakal KRUENGGEUKEUH (Waspada): Para distributor yang tidak menyalurkan pupuk bersubsidi sesuai dengan ketentuan yang telah disepakati bersama akan dipecat. Kesepakatan tersebut telah dituangkan dalam surat perjanjian tertanggal 31 Maret 2013. Hal itu disampaikan Zulfan Efendi, Kepala Pemasaran Wilayah (KPW) Aceh dalam rapat evaluasi penyaluran pupuk dengan seluruh distributor se-Aceh, Sabtu (9/3) di PT PIM. Kata Zulfan, pihaknya mendpat laporan beberapa waktu lalu tentang kenakalan beberapa distributor pupuk yang tidak melaksanakan kewajibannya. Beberapa kesalahan distributor ketahuan telah menjual pupuk bersubsidi kepada kioskios pengencer di atas Harga Enceran Tertinggi (HET), selain itu juga terlambatnya tebusan pupuk yang tersendat, tidak ada kantor dan gudang serta ditemukannya administrasi yang kacau balau. PT. PIM menilai para distributor tersebut tidak kooperatif dan tidak melaporkan ke dinas terkait saat penyaluran pupuk. “Akan kiota kirim surat pemberitahuan

kepada semua distributor yang nakal. Bagi mereka tidak ada peluang lagi untuk menyalurkan pupuk. Nanti PIM kan segera menunjuk distributor baru sebagai pengganti. Semoga ini menjadi perhatian,” kata Zulfan. Dalam rapat tersebut hadir Usni Syafizal, General Manajer dan semua bagian pemasaran. Pada kesempatan itu, tim pemasaran sempat menjelaskan metode pemasaran pupuk urea bersubsidi dengan sistem tertutup melalui RDKK dan pemasaran urea non subsidi dengan pembelian langsung ke PT PIM. Disebutkan, sekarang ini PIM bertanggungjawaban menyalurkan pupuk bersubsidi untuk enam wilyah, Aceh, Sumut, Sumbar, riau, Kepri dan Kalbar. Disebutkan, pola penyaluran pupuk dilakukan secara berjenjang melalui beberapa lini, untuk lini I adalah lokasi gudang di wilayah pabrik produsen, lsini II lokasi gudang produsen di wilayah kota provinsi dan Unit pengantongan pupuk (UPP), Lini III lokasi gudang distributor di9 wilyah kabupaten/kota yang ditunjuk oleh produsen dan lini IV lokasi kios pengencer di wilayah kecamatan. (b18)

Sosialisasi Zona Integritas Bebas Korupsi LANGSA (Waspada): Transparency International Indonesia Unit Aceh bekerjasama dengan Jaringan Komunitas Masyarkat Adat (JKMA) Aceh dan Program SIAP II (Strengthening Integrity and Accountability Program II) serta beberapa CSO yang berada di Kabupaten menggagas melaksanakan semiloka sosialisasi zona integritas bebas korupsi dan mekanisme FPICdalamimplementasiREDD+diAcehdiHotel Harmoni Langsa, Senin-Selasa (11-12 /3). Manager Eksekutif Tranfaranscy International Indonesia, Ilham Sinambela didampingi Koordinator SAPA, Rizalihadi mengatakan, Presiden melalui Instruksi Presiden Nomor 5 Tahun 2004, telah mengamanatkan, setiap kementerian/lembaga tingkat pusat maupun daerah harus meletakkan program wilayah bebas dari korupsi. KPK sejak 2009 telah memiliki program Zona Integritas di 17 daerah. Pada 10 April 2012, Kemen PAN telah mengeluarkan Peraturan Menteri Nomor 20 tahun 2012 tentang Pedoman Umum Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah bebas dari Korupsi. Di sektor kehutanan sendiri, terangnya, pada 11 September 2012 Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan telah mendeklarasikan zona integritas menuju wilayah bebas korupsi di lingkungan Kementerian Kehutanan dalam rangka mewujudkan birokrasi yang bersih. Di

Pemerintah Aceh sendiri pada Januari 2013 yang lalu bersama dengan pemerintah daerah kabupaten, kementrian PAN dan KPK telah menandatangani sebuah pakta integritas yang bertujuan untuk mengujudkan sebuah zona integritas wilayah bebas korupsi. “Salah satu komponen mekanisme dalam melaksanakan REDD diantaranya adalah penerapan FPIC atau Free Prior Informed Consent. FPIC ini sangat diperlukan untuk memberikan informasi kepada masyarakat bahwa mereka memiliki pendapat untuk mengatakan “ya” atau “tidak” terhadap pelaksanaan REDD di Aceh,” katanya. Wali Kota Langsa Tgk Usman Abdullah, SE dalam sambutan pembukaannya mengatakan, pelaksanaan Program REDD sendiri nantinya akan menerapkan Prinsip Free Prior Informed Consent (FPIC) yang merupakan prinsip yang menegaskan adanya hak masyarakat adat untuk menentukan bentuk-bentuk kegiatan apa yang mereka inginkan pada wilayah hutan yang bedekatan dengan pemukiman mereka. Wali Kota berharap program REDD ini merupakan upaya membangun persamaan persepsi dan pemahaman terhadap hak-hak masyarakat (adat/lokal), yang sebagian besar mengantungkan kehidupannya kepada Sumberdaya Alam (SDA). (m43)

Logika Bantu Pemkab Bireuen Tingkatkan Mutu Pelayanan BIREUEN (Waspada): NGO Logika kembali membantu Pemerintah Kabupaten Bireuen untuk meningkatkan mutu pelayanan pada tiga aspek pelayanan publik, yakni bidang kesehatan, bidang pendidikan, dan bidang perempuan dan perlindungan anak. Untuk melaksanakan program ini, Logika didampingi LSM BIMA. Hal ini sebagaimana disampaikan Pimpinan Logika 2 Aceh, Muhammad Nazib dalam paparannya saat kepada Bupati setempat, Ruslan M Daud serta sejumlah kepala dinas terkait, Senin (11/3) di Meuligoe Bireuen. Melalui program ini, diharapkan unit-unit pelayanan pada tiga sektor tersebut dapat memenuhi Standar Minimal Pelayanan yang harus diberikan kepada masyarakat. Dengan demikian, tidak ada masyarakat yang merasa terdiskriminasi bilamana ingin mendapatkan pelayanan, katanya. Untuk mencapai maksud tersebut, katanya,

Logika antara lain akan menyediakan modul pelatihan dan modul penyelenggaraan pelayanan bermutu, menyediakan kebutuhan dana untuk pelaksanaan Traning of Trainers (ToT), pelatihan bagi masyarakat, pelatihan untuk komite sekolah dan BPP tentang Tupoksi komite sekolah, serta Badan Penyantun Puskesmas serta anggaran penyelenggaraan kegiatan ini. Sebelumnya, Bupati Bireuen, Ruslan M. Daud mengatakan, pada prinsipnya Pemkab Bireuen sangat respons terhadap program Logika 2 dalam rangka meningkatkan mutu pelayanan di daerah yang dipimpinnya. “Yang penting apa saja program harus bermanfaatkan bagi masyarakat,” tegasnya. Hadir pada acara itu, Wakil Ketua DPRK Bireuen, Syafruddin, Kadis Kesehatan, drYurizal, Kadis Pendidikan, Nasrul Juliansyah, Kadis BPM, dr. Amir Addani, serta Mukhtaruddin, SH.MH. (b17)

4.005 Peserta Ikuti UAS-BN SMP IDI (Waspada): Sebanyak 4.005 peserta mengikuti Ujian Akhir Nasional Berstandar Nasional (UASBN) dengan Bidang Studi Pendidikan Agama Islam (PAI). Secara umum, kegiatan berlangsung lancar, aman dan tertib sebagaimana dijadwalkan. Kepala Dinas Pendidikan Kab. Aceh Timur Abdul Munir melalui Kabid Dikmen MuhammadYakob kepada Waspada, Senin (11/ 3) menjelaskan, berdasarkan Waspada/M.Ishak hasil lapangan tim monitor- PESERTA serius mengikuti Ujian Akhir Sekolah Berstandar Nasional ing yang disebarkan ke titik (UAS-BN) Bidang Studi Pendidikan Agama Islam (PAI) di SMPN penyelenggara UAS-BN, 1 Simpang Ulim, Kab. Aceh Timur, Senin (11/3). pelaksanaannya tidak ada kendala, bahkan kehadiran pengawas silang Kecamatan Pante Bidari,”UAS-BN cuma hari juga tepat waktu sebagaimana terjadwal, begitu ini, selebihnya Ujian Akhir Sekolah (UAS) bagi juga dengan peserta. pelajar Kelas IX Semester VI atau Kelas III SMP Disebutkan, penyelenggara UAS-BN tahun Semester II,” tandas Muhammad Yakob. pembelajaran 2012/2013 berada di 56 titik di Amatan Waspada, pelaksanaan UAS-BN di 24 kecamatan dalam wilayah Kabupaten Aceh SMPN 1 Simpang Ulim dan SMPN 2 Simpang Timur. “Ada kecamatan titik penyelenggara Ulim berjalan lancar. Ada beberapa peserta yang cuma satu titik seperti Darul Falah. Tapi juga tidak hadir dengan alasan sakit, tetapi dipastikan kecamatan yang memiliki titik pelaksanaan peserta itu akan mengikuti ujian susulan dengan UAS-BN mencapai 4 hingga 5 titik seperti di soalyangberbedadariKemenagAcehTimur. (b24)


Aceh

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

Sederhana, Peringatan Dua Tahun Tsunami Jepang Di SMPN Peukan Bada

Pembagian Kursi DPRK Simeulue Berubah SIMEULUE (Waspada): Wacana penambahan Daerah Pemilihan (Dapil) di Simeulue tetap seperti semula dua Dapil. Namun jumlah pembagian kursi berubah menjadi 11 kursi untuk wilayah satu. 9 Kursi untuk wilayah dua. Keputusan soal penetapan Dapil Simeulue itu diputuskan oleh KPU Pusat sesuai surat No. 93/Kpts/KPU/2013 tgl 09 Maret 2013. Demikian menurut sebuah sumber Waspada di Kantor KIP Simeulue, Senin (11/3). Anggota KIP Simeulue, Nagur, A.Md yang dihubungi Waspada membenarkan info perubahan jumah kursi, 11:9. Sementara jumlah Dapil tetap Dua Dapil. Anggota DPRK Simeulue, Rahmad, SH yang mengusul penambahan jumlah kursi untuk wilayah satu saat Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan KIP setempat beberapa waktu lalu yang kemudian usulnya didukung Ketua DPRK Simeulue, Aryaudin merasa puas. Rahmad, SH kemarin menyatakan pihaknya mengusul perubahan jumlah kuota kursi bagi wilayah satu dari 10 kursi menjadi 11 kursi. Hal itu, katanya bukan kehendak pribadi, melainkan amanah undang-undang.(cb08)

Kodim Dan Polres Abdya Gelar Apel Gabungan

Waspada/Aldin Nl

BLANGPIDIE (Waspada) : Jajaran Komando Distrik Militer (Kodim) 0110 Aceh Barat Daya (Abdya) bersama dengan Jajaran Kepolisian Resort (Polres) Abdya menggelar apel gabungan di Lapangan Bola Kaki Mini belakang Asrama Makodim 0110 Abdya Senin (11/3). Apel gabungan itu dipimpin Dandim 0110 Abdya Letkol Arm E Dwi Karyono AS didampingi Kapolres AKBP Eko Budi Susilo Sik, Kasdim 0110 Abdya Mayor Arh Kusdi YS, Wakapolres Kompol Tamlikan, SH, selanjutnya diikuti 170 personil Kodim 0110 Abdya yang terdiri dari personil Kodim, Subdenpom dan Kompi E 115 ML, sementara dari Mapolres Abdya ikut serta 60 personil yang terdiri dari perwira polres, sejumlah Kapolsek beserta anggotanya. Dandim 0110 Abdya Letkol Arm E Dwi Karyono AS melalui Pasi Ops Kodim 0110 Abdya Kapten Inf. Asman menyebutkan apel gabungan ini dilaksanakan setiap satu bulan sekali pada minggu kedua. “Pelaksanaan apel ini merupakan instruksi dari Pangdam Iskandar Muda dan Kapolda Aceh guna meningkatkan solidaritas antara TNI-Polri,”ungkapnya. (b08)

Ketua TPM Aceh

Etnis Rohingya ‘Wajib’ Diselamatkan IDI (Waspada): Ketua Tim Pengacara Muslim (TPM) Aceh, Safaruddin, SH meminta Pemerintah Aceh dan Pemerin-tah Indonesia untuk menyelamatkan etnis Rohingya yang terdampar di Aceh Utara dan Aceh Timur awal pekan lalu. Hal itu dinilai penting mengingat Pemerintah Myanmar belum bisa menerima etnis Muslim itu di Ketua Tim Pengacara negaranya, sehingga mereka Muslim (TPM) Aceh, (Muslim Rohingya—red) Safaruddin, SH melarikan diri ke negaranegara muslim atau ke Provinsi Aceh yang dinilai mampu menjamin keselamatan bagi mereka, etnis Rohingya. “Saudara kita selaku orang muslim itu adalah kaum muslim. Jadi sudah saatnya kita membantu menyelamatkan kaum Muslim Rohingya asal Myanmar ini. Minimal, Pemerintah Indonesia tidak mendeportasi etnis Rohingya ini ke Myanmar,” papar Ketua TPM Aceh, Safaruddin kepada Waspada, Senin (11/3). Dia berpendapat, etnis Rohingya yang kini ditampung Pemkab Aceh Utara dan Pemkab Aceh Timur merupakan sebuah solidaritas antar sesama manusia. Bahkan, banyaknya pakaian bekas yang diantar ke pengungsi Myanmar itupun terus mengalir sejak mereka ditampung, baik di Aceh Utara atau di Aceh Timur. “Kita sangat mendukung kebijakan Pemerintah Aceh yang ingin melindungi etnis Rohingya ini. Tapi IOM dan UNHCR sebagai lembaga Internasional adalah pengambil kebijakan. Namun kebijakan yang diambil nantinya diharapkan tidak sampai mendeportasi etnis Rohingya itu ke Myanmar, karena konflik dan kebencian terhadap etnis Rohingya ini sangat tinggi,” sebut Safaruddin. Sebagaimana diketahui, 127 etnis Rohingya awalnya terdampar di Kabupaten Aceh Utara. Malam itu, etnis Rohingya ini terdampar dalam sebuah kapal dari negara asalnya. Tiga hari berselang, etnis yang sama kembali terdampar ke Kuala Idi, Aceh Timur dengan jumlah 68 orang. Kabarnya, beberapa di antara mereka meninggal dunia saat dalam perjalanan dari Myanmar ke Aceh. Kini, 68 etnis Muslim itu ditampung di SKB Aceh Timur di Kota Langsa dan sudah dalam penanganan pihak IOM dan Imigrasi Langsa. (b24)

KONFIGURASI pelajar SMPN Peukan Bada, Aceh Besar, dengan huruf kanji Jepang dengan arti ikatan persaudaraan Indonesia-Jepang menutup doa dua tahun tsunami Jepang di sekolah itu, Senin (11/3)

2014 Aceh Miliki Grand Desain Pelayanan Syariat Islam

BANDA ACEH (Waspada): Untuk memaksimalkan pelaksanaan Syariat Islam secara menyeluruh di kawasan hukum Aceh, Dinas Syariat Islam Aceh akan menyusun grand desain atau roadmap pelaksanaan Syariat Islam yang akan dimulai pada tahun 2014. Hal itu dikatakan Kepala Dinas Syariat Islam Aceh Prof Dr Syahrizal Abbas MA, di sela-sela diskusi dan temu ramah dengan sejumlah LSM di kantor Syariat Islam Aceh, Senin (11/3). Menurutnya grand desain ini sangat diperlukan untuk menjadi referensi bagi kabupaten/kota, masyarakat dalam pelaksanaan Syariat Islam secara

menyeluruh. Grand desain akan dijamin langkah-langkah yang akan ditempuh pemerintah melalui kebijakan/regulasi bagi pelaksanaan Syariat Islam di Aceh. “Selama ini kita tidak memiliki hal itu sehingga tidak salah bagi kabupaten/kota melakukan kebijakan tersendiri dalam pelaksanaan Syariat Islam,” tuturnya. Oleh karena itu grand desain ini sangat mendesak dibutuhkan. Disamping sebagai pijak pelaksanaan Syariat Islam oleh dinas sendiri juga menjadi pendoman dinas lain dalam melaksanakan misi-misi Syariat Islam. Prof Syahrizal menambahkan, dengan adanya grand desain ini maka regulasi pelaksanaan Syariat Islam di masa mendatang akan teratur secara sistematis dan senergi, karena Syariat

Islam ini bukan milik dinas saja, akan tetapi semua elemen akan terlibat, baik masyarakat, akademisi, Ormas, LSM, maupun pemerintah. Menurut Syahrizaal, maka dari itu pihaknya dengan senang hati bila Forum LSM terlibat aktif dalam peyusunan ini, karena selama ini masing-masing berjalan sendiri, dengan konsep sendiri sehingga menimbulkan berbagai perbedaan dalam melaksanakan syariat Islam. “Ke depan kita tidak mau mengulangi kejadian masa lalu, maka untuk itu kami minta seluruh komponen masyarakat pro aktif mengikuti kajian, diskusi serta pengawasan bersama-sama dalam menyukseskan Syariat Islam di Aceh,” terangnya. (cb01)

Terkait Korupsi Dana BKPG Dan BOP

Mantan Kepala Dan Bendahara BPMPKS Atim Diadili BANDA ACEH(Waspada): Terdakwa Rus,53, Mantan Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat, Perempuan dan Keluarga Sejahtera (BPMPKS) Kabupaten Aceh Timur, disidangkan dalam kasus korupsi di Pengadilan Tipikor Banda Aceh. Bersama dengan terdakwa Rus, jaksa penuntut umum Feri Ichsan Karunia juga menye-ret terdakwa HZ, mantan Bendahara Pengeluaran BPMPKS Aceh Timur. Kedua terdakwa, itu diduga telah melakukan tindak pidana korupsi proyek pengelolaan dana penunjang kegiatan Bantuan Keuangan Pemakmue Gampong (BKPG) dan Bantuan Operasional Posyandu (BOP), dari dana APBK murni tahun anggaran 2012 dalam wilayah Kabupaten Aceh Timur. Majelis hakim Pengadilan Tipikor Banda Aceh diketuai Abu Hanifah telah menggelar persidangan dua kali, yang dibagi dalam dua berkas perkara. Pada sidang kedua Kamis (7/3), majelis hakim mendengarkan eksepsi dari penasehat hukum terdakwa Rus, Ramli Husen. Sebelumnya, jaksa menyebutkan, pada Maret 2012 Pem-

kab Aceh Timur mendapat anggara untuk kegiatan pemberian stimulan pembangunan desa dengan pagu anggaran Rp 2. 304.000.000,- yang terdiri dana BKPG untuk 512 gampong pergampong per tahunnya Rp 2,5 juta dan untuk BOP juga sebanyak 512 gampong, yang mana per-gampong per-tahunnya sebesar Rp 2 juta, sehingga totalnya Rp 2.304.000.000. Namun, sebut jaksa, dari jumlah anggaran itu, sebesar Rp 435 juta, oleh para terdakwa tidak dapat dipertanggungjawabkan penggunaannya, yang seharusnya disalurkan kepada gampong (desa-red) yang berhak mendapatkannya. Hal ini sesuai audit dari BPKP Provinsi Aceh atas kerugian keuangan negara dalam kasus pengelolaan dana stimulan pembanguna desa pada BPMPKS Kabupaten Aceh Timur. Eksepsi PH Sementara itu, penasehat hukum terdakwa Rus, Ramli Husen dalam eksepsinya mempersoalkan pengeluaran Surat Perintah Membayar (SPM) No.02/900/SPP-TU/2012, tertanggal 12 Maret 2012 kepada bendahara umum daerah

(BUD) Aceh Timur dengan nilai Rp 576 juta. Menurut Ramli, pada saat penyidikan terdakwa Rus telah meminta kepada penyidik agar tanda tangan dalam SPM No.02/900/SPP-TU/2012 tersebut diperiksa melalui Labkrim. Soalnya, terdakwa telah membantah atau menyangkal bahwa tandatangan dalam SPM itu, bukan tanda tangan terdakwa Rus,tetapi dipalsukan oleh terdakwa HZ, papar Ramli. Karenanya, sebut Ramli, permintaan terdakwa Rus agar tandatangan yang disangkat tersebut diperiksa di Labkrim dan penyidik tidak bersedia, adalah cara pemeriksaan yang me-nyimpang dari ketentuan UU. Untuk itu, surat dakwaan JPU yang bersumber dari BAP yang keliru atau tidak sah menurut undang-undang, maka beralasan hukum surat dakwaan tersebut dinyatakan tidak dapat diterima, jelas Ramli Husen. Untuk mendengarkan replik (tangkisan) dari jaksa penuntut umum atas eksepsi penasehat hukum, majelis hakim menunda sidang hingga, Kamis (14/3). (b02)

Jangan Eksekusi Kebun Sawit Warga Waspada/ Tarmizi Ripan

BUPATI Aceh Singkil mengambil sumpah dan melantik 103 pejabat esselon II hingga IV serta menonjobkab sejumlah mantan pejabat, Senin (11/3) petang di Gedung Serbaguna Pulo Sarok, Singkil.

Penerbangan Di Bandara SIM Banda Aceh Tiba (flight, asal, waktu)

Garuda Indonesia

GA 142 Jakarta/Medan GA 146 Jakarta/Medan

Lion Air

JT 304 Jakarta JT 306 Jakarta/Medan JT 396 Jakarta/Medan

Sriwijaya Air

SJ 010 Jakarta/Medan

Air Asia

QZ 8023 Medan AK 1305 Kuala Lumpur *

Fire Fly

FY 3401 Penang* * Setiap Senin, Rabu, Jumat dan Minggu.

Berangkat (flight, tujuan, waktu)

10:40 16:00

GA 143 Medan/Jakarta GA 147 Medan/Jakarta

11:20 16:45

11:35 15:55 21:30

JT 397 Medan/Jakarta JT 307 Jakarta JT 305 Medan/Jakarta

06:00 12:15 16:35

13:10

SJ 011 Medan/Jakarta

13:40

12:00 11:00

QZ 8022 Medan AK 1306 Kuala Lumpur*

12:25 11:30

14:00

FY 3400 Penang*

14:20

B5

BELUM lama ini, Pemkab Aceh Utara bersama ratusan personil Polri dan TNI datang ke Gampong Pulo Blang, Kecamatan Meurah Mulia untuk mengeksekusi lahan seluas 4,2 hektare milik Jailani A Samad. Pasalnya, lahan tersebut telah dilakukan ganti rugi, namun pemilik kebun tidak mau menerima harga ganti rugi lahan tersebut senilai Rp10 ribu per meter. Karena itu, uang sebanyak Rp420 juta telah dititipkan Pemkab Aceh Utara di Pengadilan Negeri (PN) Lhoksukon. Dengan begitu, pemilik lahan setuju atau tidak dapat menempuh jalur hukum, sedangkan pembersihan lahan dapat dilakukan. Karena itu pula, Pemkab Aceh Utara berani datang mengeksekusi lahan tersebut. Namun sampai di Gampong Pulo Blang, tepatnya di lokasi lahan yang bermaslah itu, belasan laki-laki dan perempuan yang menamakan diri sebagai pemilik lahan memasang pagar betis sambil memegang parang. Dari mikrofon, salah seorang pemilik tanah berorasi dan mengingatkan para eksekutor untuk tidak sembarangan mengeksekusi tanah orang.

Kalau peringatan itu tidak diindahkan, maka akan terjadi sesuatu hal yang tidak diinginkan. Cukup lama para eksekutor melakukan koordinasi dan membujuk pemilik lahan untuk merelakan tanah mereka menjadi milik Pemkab Aceh Utara, karena Bendung Krueng Pase yang dibangun itu bermanfaat bagi semua masyarakat Aceh Utara. Pemilik lahan juga diingatkan untuk tidak menghambat pembangunan daerah. Namun ternyata upaya itu tidak membuahkan hasil. Baihaqi, seorang pemilik lahan bersikap, apapun yang terjadi bahkan dia merelakan nyawanya jika eksekusi dilakukan tanpa ganti rugi dengan harga layak. Baihaqi mengatakan, pihaknya tidak pernah menghambat pembangunan daerah, dan bahkan dia mengaku ikhlas memberikan tanah sawit mereka jika memang harga ganti rugi telah sesuai dengan aturan pembebasan lahan yang telah ditetapkan, seperti membayar harga tanah, harga tanaman dan segala sesuatu yang bernilai di atas lahan tersebut. “Sedangkan dalam proses ganti rugi yang dilakukan oleh

tim 9, hanya membayar harga tanah Rp10 ribu per meter.,” kata Baihaqi usai melakukan pertemuan tertutup dengan Bupati Aceh Utara di pendopo, Jumat (1/3). Pada pertemuan tersebut, Baihaqi meminta bupati untuk membatalkan keputusan tim 9 dan melakukan musyawarah kembali, dan melakukan pembebasan lahan. Murtala, Kabag Pemerintahan Aceh Utara mengatakan, pertemuan di Pendopo Bupati Aceh Utara merupakan permintaan Baihaqi membicarakan persoalan ganti rugi lahan Waduk Krueng Pase. Dalam pertemuan tersebut, Baihaqi meminta bupat untuk membatalkan keputusan tim 9. Menurut Murtala, hal itu tidak dapat dilakukan, karena keputusan sudah final. “Proses ganti rugi lahan telah kita lakukan sesuai aturan. Kalau memang Baihaqi menganggap tim 9 tidak melakukan ganti rugi, maka mengapa tidak dilaporkan ke pihak berwajib. Dalam pertemuan tersebut bupati meminta semua lintas Muspida plus untuk berembuk kembali dalam waktu dekat. Maimun Asnawi

BANDA ACEH (Waspada): Peringatan dua tahun tsunami Jepang di SMPN, Peukan Bada, dilaksanakan secara sederhana dan ditutup dengan doa oleh Tgk Busra Razali, di lapangan sekolah setempat, Senin (11/3). Selain kalangan pejalar SMP dan SMA Negeri Pekan Bada, juga pelajar Kogetsu School yang selama ini mendapat pendidikan bahasa Jepang ikut hadir, termasuk guru dan undangan dari lembaga yang terkait dengan negara Jepang, seperti Lost Children Operation (LCO)-People Association on Conscionce (PAC)-Japan. Konsulat Jenderal Jepang di Medan, Yuji Hamada mengkilas balik peristiwa gempa bumi dan tsunami di lepas pantai semenanjung Oshika, pantai timur, Tohoku pada, 11 Maret 2011 mengakibatkan sekitar 15.269 tewas dan 8.256 orang dinyatakan hilang serta meluluhlantakkan segala bangungan (rumah,gedung) beserta isinya. Yuji Hamada tak lupa menyampaikan terima kasih atas perhatian besar dari lembaga atau forum persahabatan Indonesia-Jepang yang telah menyelenggarakan doa bersama untuk peringatan dua tahun tsunami yang melantak negaranya.

“Solidaritas yang besar dari masyarakat Indonesia khususnya di Aceh akan memberikan semangat dan motivasi bagi korban tsunami Jepang untuk bangkit kembali menapaki kehidupan yang lebih baik,” kata dia. Dengan peringatan ini, lanjut dia, bangsa (korban) Jepang tidak merasa sendiri. Memang bencana alam telah menyatukan rasa kemanusiaan secara global. Aceh yang pada 26 Desember 2014 silam diterjang gempa bumi dan tsunami, menurut dia, cepat bangkit karena dibantu Negara di dunia, tidak kecuali Negara Jepang. Bencana tsunami Aceh, lanjut dia menjadi model dalam merekontruksi bencana alam di seluruh dunia. Di sela peringatan dua tahun tsunami Jepang turut dilantunkan tembang Omoiyari, yakni lagu untuk semangat warga Jepang dan lagu Hana Wa Saku dan pembuatan (konfigurasi) kanji Kizina (ikatan) Lost Children Operation (LCO)-People Association on Conscionce (PAC)-Japan, yang menjadi panitia peringatan tersebut, juga memajang puluhan foto-foto musibah bencana gempa bumi dan tsunami Jepang, 11 Maret 2011, silam. (b01)

Hasil Audit Khusus KIP Dipertanyakan SINGKIL(Waspada): Lambannya laporan hasil audit khusus tentang pertanggung jawaban anggaran KIP 2011-2012 dipertanyakan. Pasalnya penyerahannya laporan semakin molor dari jadwal semula. Kepala Inspektur Inspektorat Aceh Singkil H Alamsyah B yang dikonfirmasi Waspada, akhir pekan lalu di ruang kerjanya terkait laporan hasil audit khusus anggaran KIP menyebutkan, laporan hasil audit belum diserahkan kepada Bupati H Safriadi karena belum lengkap. Berbeda dengan keterangan kepala Inspektur itu akhir Januari 2013 lalu yang mengatakan, laporan hasil pemeriksaan (LHP) telah selesai “Hasil audit sudah selesai dan akan diserahkan kepada Pak Bupati,” jelas Alamsyah, saat itu. Alokasi anggaran KIP dari APBK 2011 dan 2012 masing-masing sebesar Rp 2 miliar dan Rp 12 miliar, dengan total anggaran sebesar Rp 13. 000. 343. 525,Audit khusus dilakukan berdasarkan surat

perintah tugas (SPT) Bupati Aceh Singkil, tanggal 24 Oktober 2012, kepada Inspektorat untuk melakukan audit khusus pertanggungjawaban anggaran KIP 2011 dan 2012. Sebelum audit khusus dilakukan, Pj Bupati H Razali AR, tanggal 2 Mei 2012 telah pernah menugaskan pihak Inspektorat untuk melakukan pendampingam dan verifikasi pertanggungjawaban anggaran KIP 2011- 2012 sebesar Rp13.000.343.525. Berdasarkan hasil evaluasi pertama, penggunaan dana KIP Dua tahun anggaran sebesar Rp 13. 000. 343. 525,- baru Rp1. 391. 100. 000,yang bisa dipertanggungjawabkan, sedangkan sisanya Rp11.609.243.525 belum bisa dipertanggung jawabkan karena Buku Kas Umum (BKU) dan bukti pengeluaran sebagai laporan pertanggung jawaban belum ada. Desakan dilakukannya kembali audit pertanggungjawaban anggaran KIP mendapat dorongan dari Komisi A DPRK setempat. (b27)

Ketua DPRK Singkil Digeser Dari Kepengurusan Golkar SINGKIL (Waspada) : Ketua DPR Kabupaten Aceh Singkil Putra Ariyanto tergeser dari kepengurusan DPD Partai Golkar, setelah partai berlambang pohon beringin itu dipercayakan kepada H Safriadi yang juga Bupati Aceh Singkil sebagai Ketua . Tergesernya mantan Ketua AMPG dan Sekretaris DPD Partai Golkar masa kepemimpinan Alm H Makmursyah Putra terlihat dalam komposisi kepengurusan Partai Golkar saat pelantikan yang berlangsung Jumat (8/3) di gedung Serba Guna Pulau Sarok Singkil pasca musdalub di Kantor Camat Kuta Baharu sehari sebelumnya . Kepengurusan lanjutan DPD II Partai Golkar periode 2009 -2015 terdiri dari ketua H Safriadi, Budi Hendrawan sebagai Sekretaris dan Mulyadi sebagai bendahara. Begitu juga di komposisi Dewan Perimbangan Partai kepengurusannya dipercayakan kepada S Hutabarat, Tafsir dan Sulaiman .

Ketua DPRK Aceh Singkil Putra Ariyanto yang dikonfirmasi Waspada, Senin (11/3) melalui ponselnya membenarkan dirinya tidak lagi menjadi pengurus partai yang memiliki enam kursi di lembaga legislatif Aceh Singkil pada pemilu lalu . Namun sebagai kader dirinya mengaku akan siap membesarkan Partai Golkar.” Sebagai kader saya akan tetap membesarkan Partai Golkar, “ tegasnya . Terkait dengan isu yang menyebutkan Ketua DPRK Aceh Singkil itu merapat ke Partai Aceh. PA panggilan akrab Putra Ariyanto membantah.” Itu tidak benar dan itu hanya isu di warung kopi, “ tambahnya . Sebagai politisi tulen Putra Ariyanto mengaku tetap komitmen untuk membesarkan Partai Golkar kendati tidak terlibat dalam kepengurusan partai yang dipimpin Bupati Aceh Singkil H Safriadi namun sudah menjadi kewajiban kader untuk membesarkan partai demikian Putra Ariyanto. (cdin)

Muspida Tanda Tangani Seruan Bersama BLANGKEJEREN (Waspada ) : Dalam rangka melaksanakan Syari’at Islam secara kaffah di Gayo Lues, Bupati Gayo Lues bersama unsur Muspida menandatangani seruan bersama, Senin (11/3) di Lapangan SDN 1 Blangkejeren, usai melaksanakan HUT Kabupaten Gayo Lues yang XI. Seruan itu sebanyak delapan materi, antara lain, Menghentikan/menutup tempat usaha menjelang Shalat Jum’at, Bagi laki-laki Mualafh/ dewasa yang tidak ada halangan Syar’i wajib melaksanakan Shalat jum’at. Segala jenis angkutan umum dan pribadi dilarang beroperasi selama pelaksanaan Shalat jum’at kecuali ada alasan syar’i. Keempat, dilarang memproduksi, mengkonsumsi, mengedarkan dan memper-dagangkan minuman khamar dan sejenisnya, dilarang

menyelenggarakan, memfasilitasi dan melindungi terhadap perbuatan maisir/per-judian, setiap laki-laki dan perempuan wajib berbusana muslim dan muslimah di tempat umum. Terakhir, dilarang melakukan khalwat/mesum dan bagi yang melanggar ketentuan ini akan diberikan sanksi sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Seruan ini ditandatangani Bupati Gayo Lues Ibnu Hasim, Ketua DPRK Ali Husin, Kapolres AKBP Sofyan Tanjung, Dandim 0113 Gayo Lues Letkol, A.A.N.Sugiharto, Kepala Kejaksaan Negeri Blangkejeren M. Husein Admaja, Wakil Ketua Pengadilan Negeri Blangkejeren Arman Suria Putra, Ketua Mahkamah Syari’ah Drs Zakian dan Ketua MPU Gayo Lues H Tgk. Bachrin. (cjs)

DPW-PA Abdya Imbau Warga Tidak Terprovokasi BLANGPIDIE (Waspada) : Dewan Pimpinan Wilayah-Partai Aceh (DPW-PA) Aceh Barat Daya (Abdya) meminta warga setempat pada umumnya maupun khususnya pada warga Desa Kayee Aceh, Kecamatan Lembah Sabil agar tidak mudah terprovokasi dengan isu-isu miring yang semata-mata bertujuan ingin memecahkan kesatuan warga daerah itu. Demikian ditegaskan Ketua DPW-PA Abdya M Nazir dalam rilis yang diterima Waspada, Senin (11/3). Penegasan disampaikan M Nazir dalam mencermati pemberhentian Pejabat (Pj) Keuchik Desa Persiapan, Kayee Aceh, Kecamatan Lembah Sabil, Kabupaten Aceh Barat Daya (Abdya) yang dilakukan Bupati Jufri Hasanuddin beberapa waktu lalu yang mengundang polemik dari berbagai kalangan. Menurutnya, persoalan pemberhentian pejabat keucik di satu pihak yang dilakukan Bupati Abdya murni masalah aturan hukum yang kewenangan-kewenangannya, telah diatur dalam undang-undang yang ada, tentang pengangkatan dan pemberhentian keucik telah diatur dalam Qanun nomor 4 Tahun 2009, khususnya Pasal 45. Disamping itu tambahnya, pembangunan Asphal Mixing Plant (AMP) sebagai bentuk meningkatkan investasi guna membuka lapangan kerjamemilikikoridorhukumtersendiriyangtelah diatur dalam berbagai peraturan yang ada. Bahwa lanjutnya sudah menjadi tugas-tugas pemerintah untuk mengundang investor dari luar Aceh, apalagi dari pengusaha lokal guna menanam investasi di Abdya dalam rangka membuka lapangan kerja untuk meningkatkan kesejahteraan rakyat seperti telah disampaikan dalam visi-misi. “Kami meminta semua pihak untuk melihat persoalan ini secara jernih dan tidak menge-

luarkan pernyataan-pernyataan provokatif, tendensius, diluar norma hukum, dan etika. Kami meminta warga Desa Persiapan Kayee Aceh, khususnya Dusun Alue Trieng Gadeng untuk tetap tenang, dan tidak terhasut oleh pihakpihak yang memiliki agenda politik tertentu. Kami mendukung kebijakan Bupati Aceh Barat Daya untuk menyelesaikan masalah ini secara musyawarah untuk mencari solusi terbaik supaya roda pemerintah gampong terus berjalan dan tidak ada pihak yang dirugikan,”demikian Tgk M Nazir. (b08)

PAUD Harus Maju Di Aceh Timur IDI (Waspada): Lembaga Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) di Kabupaten Aceh Timur harus maju. Untuk mencapai tujuan itu, Dinas Pendidikan melalui Bidang Pendidikan Luar Biasa/Luar Sekolah (PLBLS) terus menggalakkan beberapa langkah strategis, seperti penyesuaian Kurikulum PAUD dengan ajaran dan tuntunan Islam. Demikian dikatakan Kepala Dinas Pendidikan Aceh Timur, Abdul Munir, melalui Kabid PLBLS, H Jalaluddin, MPd kepada Waspada Senin (11/3). Menurut dia, Kurikulum PAUD tingkat nasional perlu dilakukan penambahan matari sesuai dengan ajaran Islam, seperti hafalan ayat-ayat pendek, rukun Iman, Rukun Islam, Nama Rasul dan Nama Malaikat serta lainnya. H Jalaluddin menambahkan, lembaga PAUD di Aceh Timur dalam berbagai bentuk dengan usia anak yang belajar 0-6 tahun. PAUD disana meliputi Taman Kanak-kanak (TK), Tempat Bermain Kanak-kanak (TBK) dan Tempat Penitipan Anak (TPA). (b24)


Aceh

B6

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

Perlu Helikopter Cari 12 Warga Aceh Tamiang Hilang Di Gunung Leistein

Waspada / Arman Konadi

PETUGAS memindahkan 10 jasad yang digali dari kuburan di pekarangan rumah warga di Desa Punge Blang Cut Banda Aceh, Senin (11/3)

10 Jasad Korban Tsunami Ditemukan Setelah 8 Tahun BANDA ACEH (Waspada): Sepuluh jasad korban tsunami, Senin (11/3) pagi digali dari pekarangan rumah warga di Desa Punge Blang Cut Kec. Meuraxa, Banda Aceh. Keberadaan jasad terungkap setelah pemilik rumah melapor kepada warga dan meminta keluarga korban memindahkan jasad yang terkubur di belakang rumah yang baru dibelinya itu.

Kepada warga, Eli pemilik rumah mengaku kerap bermimpi sejak membeli rumah dari pemilik sebelumnya tahun 2008 silam. Selain itu, anaknya juga kerap menangis tanpa sebab yang jelas khususnya pada malam hari. “Dulu saat dijual mungkin tidak diberi tahu kepada pembeli yang menempati rumah sekarang. Mungkin takut tidak laku,”kata Kasidin, warga Punge kepada wartawan. Menurutnya, jasad dikuburkan atas permintaan keluarga korban karena sulitnya kondisi paska tsunami. Seluruh jasad

Bupati Aceh Besar Lantik Pejabat Eselon III Dan IV KOTA JANTHO (Waspada): Bupati Aceh Besar Mukhlis Basyah melantik para pejabat Eselon III dan IV di lingkungan Pemkab Aceh Besar. Para pejabat yang dilantik, Mukhtar Jakub, S.Sos sebagai Camat Peukan Bada, Adnan, S.Sos. MM sebagai Camat Mesjid Raya, Safrizal AR, S.Sos.MM sebagai Camat Kota Jantho, Burhan, S.Pdm, camat Indrapuri dan Drs Muzakkir, MM sebagai Camat Kuta Malaka. Selain itu, Bupati juga melantik Abdullah, S.Sos sebagai Camat Sukamakmur, Erijoni, SP sebagai Camat Blang Bintang, Zulkifli, S.Sos, Camat Seulimuem, Drs Sudirman selaku Camat Kuta Baro, Yuslizar, S.Sos sebagai Camat Ingin Jaya, Drs Busra sebagai camat Krueng Barona Jaya, Drs Abd. Rafar AB selaku Camat Baitussalam, HasriYuliar, S.Sos sebagai Camat Leupung, Tajuddin, S.Sos sebagai penjabat Camat Kuta Cot Glie, Azhar, S.Sos, penjabat Camat Lhoong, Hasanuddin, SAg penjabat Camat Darul Kamal dan Munzir BA, penjabat Camat Pulo Aceh. Pelantikan yang berlangsung di Aula HT Bachtiar Panglima Polem Setdakab Aceh Besar, Senin (11/3), turut dihadiri unsur Muspida dan Kepala SKPK, pimpinan dan anggota DPRK Aceh Besar serta para pejabat daerah setempat. (b05)

Mantan Kombatan GAM Dan Aktivis Perdamaian Bakal Caleg Dari PNA LHOKSEUMAWE (Waspada): Sejumlah mantan kombatan Gerakan Aceh Merdeka (GAM) telah menyerahkan berkas bakal calon legislatif (Caleg) melalui DPW Partai Nasional Aceh (PNA) Aceh Utara. Sekurangnya 12 bakal Caleg dari Aceh Utara dan Lhokseumawe akan memperebutkan kursi DPR di tingkap provinsi melalui partai yang didirikan Irwandi Yusuf. Sekretaris DPW PNA Aceh Utara, Sofyan kepada Waspada, Senin (11/3) mengatakan, beberapa kombatan GAM dan aktivis perdamaian dari Aceh Utara dan Lhokseumawe telah mendaftar sebagai bakal Caleg. Diantara kombatan GAM, sebut Sofyan, Misbahul Munir (mantan Panglima GAM dan DPRK Aceh Utara). Mantan kombatan lainnya, Heriansyah (Mukim GAM Lhoksukon), Mundirsyah (Panglima GAM Daerah III/Wil.Pase), Khairul Azmi (GAM Nisam), Azhari M Nur (GAM Matang Kuli), Muntasir (GAM Aron) dan Martunis (mantan GAM Muara Batu). Sofyan juga mengatakan, selain itu sejumlah aktivis perdamaian Aceh juga telah mendapat sebagai bakal calon DPRK Aceh. Di antaranya, Ahmad Dhani (anggota FKK/Desk Aceh Kemenkopolhukam), Fauzi, SH (mantan DPRA), Tgk Muslem (dari Dayah Malikussaleh Panton Labu) dan sejumlah aktivis lainnya. Sementara itu Martunis didampingi Ahmad Dhani menegaskan, pihaknya mememilih PNA sebagai jembatan berpolitik karena selama ini perjuangan untuk masyarakat Aceh belum selesai. Di antara di di bidang perekonomian, pendidikan kesehatan dan lapangan kerja. (b15)

merupakan pemilik rumah sebelumnya, yang kemudian dijual oleh ahli waris korban. “Waktu itu ada 8 jenazah yang ditemukan di dalam rumah dan semuannya satu keluarga, sedang dua lagi tidak tahu jenazah siapa. Karena tidak tahu dikubur kemana, keluarganya minta bantu dikubur di pekarangan rumah,”kata Rasidin yang mengaku ikut mengubur ke sepuluh jenazah. Rukiah, adik dari salah satu jasad yang ditemukan mengatakan salah satu korban merupakan abang kandungnya yang

menjadi korban saat tsunami tahun 2004 silam. Lokasi dan biaya dikatakan menjadi alasan belum terlaksanannya pemindahan jasad yang telah terkubur 8 tahun paska tsunami itu. “Kamikan di Kuala Simpang dan kemari butuh ongkos juga. Tahunya sudah lama tapi ya karena itu belum sempat kita pindah,”kata Rukiah. Pantauan Waspada, 10 jasad yang terkubur di belakang pekarangan rumah yang tak jauh dari lokasi terdamparnya kapal PLTD Apung itu akhirnya diserahkan petugas kepada pihak

keluarga. Rencanannya kesepuluh jasad yang telah menjadi tulang-belulang itu akan dimakamkan di Desa Lambadeuk Kec. Peukan Bada Aceh Besar untuk dikebumikan. Adapun nama-nama jasad yang ditemukan itu yakni jasad pasangan suami istri Baharuddin Ibrahim dan Nursalamah serta kelima anaknya yakni, Dian lismayani, Nurul Andriani, Ilham Alhadi, Nurhadisah Ulfa, Muhammar Kholis Hidayah. Selanjutnya Nur Asiah yang merupakan adik Nursalamah. Sedang dua jasad lagi tidak memiliki identitas. (cb06)

Personalisasi YDBU Bertanggungjawab Majukan Yayasan LANGSA (Waspada): Ketua UmumYayasan Dayah Bustanul Ulum (YDBU) Langsa di bawah kepemimpinan Amiruddin Yahya, SPd.I, MA dan Sekretaris M Nasir, SE, menyatakan siap bertanggung jawab untuk kemajuan yayasan Bustanul Ulum ke depan. “Bukan menafikan kepengurusan yang lalu, namun ini adalah semangat kerja yang dimiliki oleh personalia yayasan yang baru dikukuhkan. Dimana pengurus menyatakan siap untuk membangun dan memajukan Bustanul Ulum menjadi lebih baik demi pendidikan anak-anak Aceh,” katanya kepada wartawan, Senin (11/3). Dijelaskan, kesiapan kerja dan tanggung jawab personil ini bukan hanya sebatas ucapan, namun hal itu akan diaplikasikan lewat pembenahan internal, penguatan kelembagaan, pemantapan managemen ya-

yasan dan membina komunikasi lintas sektoral di Kota Langsa serta pihak terkait lainnya di Aceh. Untuk pembenahan internal, akan dilakukan pembangunan komunikasi internal yayasan dan memantau pelaksanaan pendidikan baik di Akbid Bustanul Ulum maupun di Madrasah Ulumul Quran (MUQ). Karena dua lembaga ini adalah unit yang berada di bawah Yayasan Dayah Bustanul Ulum dan sudah berjalan dengan baik selama ini. “Apalagi MUQ Langsa merupakan salah satu icon lembaga pendidikan pesantren modern di Aceh yang telah menelurkan ribuan alumni berkualitas dan tersebar diseluruh Indonesia sampai luar negeri. Tentunya menjaga, merawat dan terus membina kemajuannya sesuai ritme adalah kewajiban bagi pengurus yayasan dan se-

luruh masyarakat Aceh, khususnya Kota Langsa,” sebut Amiruddin. Lanjutnya, untuk penguatan lembaga dan pemantapan managemen yayasan, akan dilakukan komunikasi lintas sektoral dengan lembaga-lembaga ekternal baik di Aceh, nasional maupun internasional. Sehingga ke depan akan terwujud sebuah kerjasama untuk kemajuan yayasan dan khususnya para santri yang berada di yayasan tersebut. Untuk langkah awal ini, Amiruddin mengharapkan seluruh masyarakat Aceh, khususnya Kota Langsa agar dapat berpartisipasi dalam mendukung dan memajukan Yayasan Dayah Bustanul Ulum Kota Langsa. Karena secara tidak langsung kemajuan yayasan tersebut juga akan berdampak pada perkembangan dan kemajuan daerah itu sendiri. (m43)

Waspada/M.Ishak

Aneh Bin Ajaib...

Waspada/Zainal Abidin

bisa meminjam helikopter dari pihak terkait lainnya di Medan untuk pencaharian korban yang hilang di gunung itu. Seperti diwartakan koran ini edisi Senin (11/ 3), lima orang warga Desa Tenggulun, Kecamatan Tenggulun,Kabupaten Aceh Tamiang yang pergi mencari kayu alim hilang di kawasan Gunung Leistein yang merupakan gunung yang berlokasi antara Kabupaten Aceh Tamiang dan Gayo Lues. Menurut Syaiful, kelima warga Tenggulun yang diperkirakan hilang di kawasan Gunung Lesistein itu yakni ,Zakaria, Awaluddin, David,Hermanto dan Iyan.” Satgas SAR Aceh Tamiang sudah menerima laporan dari Datok Penghulu Desa Tenggulun tentang hilangnya kelima warga desa itu,” ungkap Syaiful . Syaiful menerangkan, Berdasarakan laporan yang diterima Satgas SAR dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah ( BPBD) Kabupaten Aceh Tamiang, kelima warga Tenggulun itu hilang di kawasan hutan gunung Leisten ketika mencari candan (kayu alim),mereka sudah 17 hari berada di kawasan hutan rimba belantara di Gunung Lesistein . Ketua Satgas SAR Aceh Tamiang itu juga menerangkan,Berdasarkan keterangan dari keluarga korban menyatakan,para korban yang ketika itu sedang berada di hutan belantara sempat memberikan kabar/informasi melalui Hand Phone ( HP) yang menyatakan di antara mereka ada yang terpeleset sehingga jatuh ke dalam jurang dan mengalami patah kaki. Karena itu, lanjut Syaiful, Pihak keluarga korban selanjutnya mengirimkan tujuh orang untuk menyusul ke hutan Gunung Leistein ,namun sampai saat ini belum ada juga kabar berita yang diperoleh dari ke tujuh orang warga yang sudah pergi ke hutan itu. (b23)

Anggota DPRK Aceh Tamiang Minta Kasus Bagi-bagi Tanah Negara Diusut Tuntas KUALASIMPANG ( Waspada ): Pihak eksekutif yang terdiri dari Bupati Aceh Tamiang, H Hamdan Sati, Wabup ,Iskandar Zulkarnain, Sekda ,H Syaiful Bahri dan pihak terkait lainnya belum mampu menjawab pertanyaan yang diajukan oleh anggota DPRK Aceh Tamiang, Elpian Raden terkait dengan aksi perambahan hutan lindung dan bagi-bagi tanah negara yang dikuasai oknum-oknum pejabat di kabupaten itu dan kasus bagi-bagi tanah negara perlu segera diusut tuntas sesuai hukum yang berlaku. Hal itu terungkap dalam rapat koordinasi antara DPRK Aceh Tamiang dengan pihak Eksekutif tentang Renaca Pembangunan Jangka Menengah ( RPJM) Kabupaten Aceh Tamiang 20132017 yang berlangsung di Gedung DPRK setempat, Senin (11/3) Rapat tersebut dipimpin Ketua DPRK Aceh Tamiang, Rusman dan wakil Ketua, Nora Idah Nita serta dihadiri anggota dewan dan Bupati Aceh Tamiang, H Hamdan Sati, Wakil Bupati, Iskandar Zulkarnain, Sekda,H Syaiful Bahri serta berbagai pihak lainnya. Pada rapat itu anggota DPRK Aceh Tamiang, Elpian Raden mengajukan pertanyaan kepada pihak eksekutif tentang aksi perambahan hutan manggrove yang merupakan kawasan hutan lindung di daerah pesisir Aceh Tamiang yang telah berubah fungsi menjadi areal perkebunan kelapa sawit dan hutan lindung

manggrove diduga sudah dibagi-bagikan kepada oknum-oknum pejabat Aceh Tamiang untuk menguasai dan memiliki tanah negara itu. Selain itu, Elpian Raden dari Partai Demokrat dan juga Ketua Komisi D itu juga mempertanyakan tentang kasus tanah eks HGU PT Desa Jaya yang tanah juga diduga telah dibagi-bagi menjadi milik oknum-oknum pejabat penting di Kabupaten Aceh Tamiang . “ Hampir semua tanah mengatasnakam dibagi-bagikan untuk rakyat, namun informasi yang beredar ternyata tanah negara telah dibagibagi untuk oknum-oknum pejabat di daerah ini ,” tegas Elpian Raden . Elpian Raden pada kesempatan itu meminta pihak eksekutif untuk memberikan penjelasan seputar kasus tersebut, namun Bupati Aceh Tamiang dan pihak terkait lainnya belum memberikan jawaban atas sejumlah pertanyaan yang diajukan Elpian Raden. Karena itu, Elpian Raden meminta kepada semua pihak terkait untuk mengusut tuntas kasus bagi-bagi tanah hutan lindung dan bagibagi tanah eks HGU PT Desa Jaya. “ Kasus-kasus seperti ini tidak boleh dibiarkan berlalu begitu saja, siapa pun pelakunya perlu diproses menurut ketentuan hukum yang berlaku,” tegas Elpian Raden ketika ditemui Waspada seusai rapat koordinasi, Senin (11/3). (b23)

Ketua Kelompok Tani Tertangkap Saat Keluarkan Pupuk Bantuan NAGAN RAYA (Waspada) : Warga Desa Blang Murong, Kecamatan Seunagan kecewa terhadap penyaluran pupuk bantuan yang disalurkan pada desa mereka dari Dinas Pertanian dan Peternakan. Pasalnya, penyaluran bantuan diduga diselewengkan Ketua Kelompok Tani yang ada di desa mereka. Hal itu dikemukakan Tamrin, salah seorang warga desa itu, kemarin. Diakuinya pula, salah satu ketua kelompok tani tertangkap tangan oleh warga saat mengeluarkan pupuk bantuan pada malam hari. Kuat dugaan pupuk tersebut akan dijual. Karena tertangkap tangan oleh warga alhasil ketua kelompok tani tersebut mengurungkan niatnya. “Aksi ketua kelompok tani itu tidak hanya

diketahui warga, namun Tua tuha Peut,” kata Tamrin. Selain itu, pembagian pupuk juga dirasa sarat kepentingan. Pasalnya, anggota yang menerima tidak sesuai jumlah yang seharusnya. Tentu, hal tersebut semakin memperdalam kekecewaan warga. “Kami sangat kecewa dengan penyaluran pupuk yang tidak sesuai ketentuan,” ucapnya (11/3). Dia berharap, dalam hal ini dinas terkait dapat mengabil sikap tegas terhadap penyimpangan yang dilakukan ketua kelompok tani desa mereka. (cda)

Mahasiswa Aceh Gelar Konferensi Internasional Di Malaysia

SAID Maulana, wartawan TVRI Aceh wilayah Aceh Timur, Aceh Tamiang dan Kota Langsa memperlihatkan telur bebek bertangkai yang ditemukan Suhaida di Desa Beusa Seubrang, Kecamatan Peureulak Barat, Kab. Aceh Timur, Senin (11/3).

AHMAD Dhani dan Martunis sedang menyerahkan berkas ke Sekretaris PNA Aceh Utara untuk diseleksi sebagai bakal Caleg Provinsi Aceh, Senin (11/3)

KUALASIMPANG ( Waspada ): Perlu ada peralatan alat transportasi berupa helikopter untuk mencari warga Aceh Tamiang yang diperkirkan hilang di kawasan hutan belantara Gunung Leistein yang berlokasi antara perbatasan Kabupaten Aceh Tamiang dengan Kab.Gayo Lues. Hal itu ditegaskan Ketua Satgas Search And Rescue ( SAR) Kabupaten Aceh Tamiang, Syaiful Syahputra menjawab pertanyaan Waspada, Senin (11/3), terkait belum ditemukan lima warga Desa Tenggulun, Kecamatan Tenggulun, Kab.Aceh Tamiang yang mencari kayu alim dan diperkirkan hilang di kawasan hutan belantara Gunung Lesistein dan tujuh warga desa setempat yang pergi menyusul lima orang yang hilang itu. “ Kita memerlukan helikopter untuk mencari warga desa Tenggulun yang hilang di Gunung Leistein, karena tanpa ada helikopter tentu saja sangat sulit untuk mencari korban di hutan belantara itu. Jika kita menempuh jalan kaki untuk mencapai ke gunung tersebut memakan waktu yang beberapa hari, sedangkan korban perlu mendapat pertolongan yang cepat ,” tegas Syaiful yang akrab disapa Ful Keng . Menurut Syaiful, pihaknya sudah berkoordinasi dengan Tim Basarnas dan Satgas SAR Banda Aceh untuk ikut serta membantu mencari warga Aceh Tamiang yang diperkirakan hilang di gunung tersebut.” Tim Basarnas dan Satgas SAR Banda Aceh sedang bergerak dari Banda Aceh menuju Aceh Tamiang melalui jalan darat ,Senin (11/3) pagi ,” sebut Syaiful. Ketua Satgas SAR Kabupaten Aceh Tamiang itu juga menyatakan pihaknya akan berkoordinasi dengan Polres Aceh Tamiang, Pemkab Gayo Lues , Satgas SAR Gayo Lues, Tim Basarnas dan Tim Satgas SAR Banda Aceh supaya

MINGGU, 9 Maret 2013 sekira pukul 09:00, Suhaida, 46, warga Dusun Meunasah Rayeuk, Desa Beusa Seberang, Kecamatan Peureulak Barat, Kabupaten Aceh Timur, menemukan telur bebek ajaib. Kenapa tidak, telur bebek miliknya itu bertangkai. Suhaida menjelaskan, dirinya tidak mengetahui secara persis secara pasti bebek yang menetaskan telur bertangkai itu, karena bebek dikandangnya berjumlah 10 ekor, namun dua di antaranya jantan dan delapan betina.

“Bebek ini pasti dinetas oleh salah satu bebek betina,” kata Suhaida seraya menyebutkan, sebagaimana biasanya dia mengutip telur bebek setiap pagi 8 butir, namun pada hari Minggu (kemarin—red) dirinya merasa aneh melihat sebutir telur bebek yang bertangkai. Setelah diinformasikan ke warga sekitar, lalu telur bebek bertangkai itupun menjadi perhatian warga sekitar hingga Senin siang sampai ke telinga insan pers yang mayoritas berdomisili di Idi dan Peureulak serta Julok. Sejumlah warga men-

datangi kediaman Suhaida yang akrab dipanggil Bu Ida un-tuk melihat langsung fenomena itu yang dinilai aneh dan langka. Sejumlah wargapun mengambil gambar dengan seluler mereka untuk diabadikan. Namun ketika ditanya apakah Ibu Ida merasa aneh ataupun bermimpin, dengan tegas Bu Ida mengaku sama sekali tidak mengalami firasat apapun sebelumnya, namun dirinya merasa aneh saja dan dia berkesimpulan telur bebek tersebut akan disimpan. M.Ishak

BANDAACEH (Waspada): Mahasiswa Aceh di Malaysia yang tergabung dalam panitia Aceh Development International Conference (ADIC) akan menggelar kembali konferensi internasional untuk keempat kalinya pada 26 – 28 Maret 2013. Sebelumnya konferensi internasional serupa pernah di helat di Universiti Putra Malaysia (UPM) tahun 2010, Universiti Kebangsaan Malaysia (UKM) tahun 2011, International Islamic University Malaya (IUUM) tahun 2012, dan tahun ini UM menjadi pelaksananya. “Tahun ini konferensi internasional untuk pembangunan Aceh itu, akan dipusatkan di Universiti Malaya (UM) Kuala Lumpur. Kita rencanakan konferensi itu akan dibuka Gubernur Aceh, dr Zaini Abdullah,” sebut Iskandar, Panitia ADIC ke 4, Minggu (10/3). Dikatakan, Gubernur Aceh pada kesempatan itu sekaligus diminta menjadi pembicara

kunci (keynote speaker) pada konferensi itu. “Sudah ada 200 lebih makalah yang masuk kepada panitia editor yang diketuai Dr M Iqbal Moctar,” sebut Teuku Muttaqin Mansur. Menurut Ketua Bidang Publikasi ADIC ini, panitia hanya menerima 150 makalah, dan layak serta sesuai dengan visi ADIC. Selebihnya dengan segala pertimbangan kami harus menolaknya,” ungkap Muttaqim. Selain itu, sebutnya, katagori paper tahun ini kebanyakan menyangkut dengan isu-isu pendidikan, budaya, hukum adat, Islam dan kesehatan. Ketua Pengarah ADIC, Munawar Badruddin, MA berharap makalah para peneliti itu dapat menjadi salah satu dasar kebijakan dalam mewujudkan Aceh yang bermartabat, Islami dan sejahtera di bawah kepemimpinan Zaini Abdullah dan Muzakkir Manaf. (b06)

Harmaini Plh. Bupati Aceh Selatan BANDA ACEH (Waspada): Gubernur Aceh Zaini Abdullah telah menunjuk Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Aceh Selatan Drs Harmaini, MSi sebagai pelaksana harian (Plh) Bupati Aceh Selatan, menggantikan HusinYusuf yang demisioner sejak Sabtu (9/3). “Pelaksana harian Bupati Aceh Selatan sudah ada dan kita tunjuk Sekdakab, dan sudah ada SK-nya,” kata Gubernur Zaini Abdullah menjawab Waspada tentang sudah habisnya masa tugas Bupati dan Wakil Bupati Aceh Selatan, Senin (11/3) di Banda Aceh. Setelah mengisi kekosongan jabatan bupati itu, pihaknya nanti akan memilih lagi siapa pejabat yang akan menjadi pelaksana tugas (Plt) Bupati Aceh Selatan. “Nanti akan kita duduk lagi untuk memilih pelaksana tugas,” cetus Zaini Abdullah. Karo Pemerintahan Setda Aceh, A. Hamid Zein yang mendampingi Gubernur Zaini Abdul-

lah menambahkan bahwa SK Pelaksana harian Bupati Aceh Selatan kepada Sekdakab Harmaini, sudah dikirim ke Pemkab Aceh Selatan. “Sekdakab Harmaini sebagai Plh. Bupati Aceh Selatan terhitung mulai tanggal 10 Maret 2013 pukul 00.01 Wib,” cetus Hamid Zein yang menyebutkan SK dari Mendagri itu nomor T.131.11/1502/OTDA tanggal 5 Maret 2013. Kabupaten Aceh Selatan sudah menggelar pemilukada bupati/wakil bupati dan terpilih pasangan HT Sama Indra, SH dan Kamarsyah, S. Sos. MM untuk periode 2013-2018, menggantikan pasangan HusinYusuf dan Daska Aziz yang masa tugasnya berakhir 2008-2013. Pasangan T Sama Indra dan Kamarsyah sedang menunggu surat keputusan pengangkatannya sebagai Bupati dan Wakil Bupati Aceh Selatan, setelah keluarnya putusan hukum tetap dari Mahkamah Konstitusi (MK) terkait sengketa pemilukada Aceh Selatan. (b06)


Ekonomi & Bisnis

WASPADA Selasa, 12 Maret 2013

Mobil Bekas Singapura Kembali Masuk Aceh

Dahlan: Tidak Masalah Harga Elpiji Tidak Naik JAKARTA (Antara): Menteri BUMN Dahlan Iskan, mengaku telah menerima keputusan pemerintah yang tidak merestui usulan PT Pertamina menaikkan harga elpiji 12 kilogram. ‘’Tidak masalah. Yang penting Pertamina sudah mengajukan kenaikan harga gas,’’ katanya di Jakarta, Senin (11/3). Berbicara usai menghadiri HUT PT Adhi Karya (Pesero) ke53, Dahlan Iskan, mengatakan kondisinya saat ini, wajib bagi Petamina untuk menaikkan harga. Namun disetujui atau tidak, itu merupakan keputusan pemerintah. Menurut Dahlan, usulan Pertamina menaikkan harga elpiji tabung 12 kilogram adalah untuk menekan beban bisnis komoditas tersebut, yang diperkirakan mencapai Rp5 triliun pada 2013. Tadinya, Pertamina berencana akan menaikkan elpiji pada Maret 2013, dengan usulan kenaikan harga elpiji 12 kg sebesar 36,2 persen dari Rp5.850 menjadi Rp7.966,7 per kg, atau naik Rp2.116,7 per kg. Menurut Dahlan, untuk menghindari kerugian Pertamina maka perusahaan itu dan Kementerian BUMN mengusulkan kenaikan tersebut. ‘’Tidak diterima kenaikan tidak masalah, yang penting sudah kita usulkan. Jadi Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) pun tidak akan menyalahkan Pertamina jika ada kerugian perusahaan,” ujarnya. Jika Pertamina tidak mengusulkan kenaikan nanti bisa disalahkan BPK karena membiarkan perusahaan merugi, akan tetapi kalau sudah mengusulkan tetap rugi maka BPK tidak bisa menyalahkan. Sebelumnya, Menteri Perekonomian Hatta Rajasa mengatakan, alasan penundaan kenaikan elpiji 12 kg dengan mempertimbangkan daya beli masyarakat akan terpukul, sebab pada tahun 2014 pemerintah juga akan merealisasikan kenaikan Tarif Dasar Listrik (TDL).

Masyarakat Pesisir Harus Diberdayakan BANDA ACEH (Waspada): Sebagian besar masyarakat pesisir di Provinsi Aceh masih dihadapkan dengan persoalan kemiskinan. Karenanya pemerintah harus memberikan perhatian serius untuk pendapatan mereka. Ketua Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Aceh, H. Karimun Usman, mengatakan itu, Senin (11/3). Katanya, masalah kemiskinan yang menghimpit masyarakat pesisir seharusnya dapat diatasi melalui penerapan program pemberdayaan ekonomi secara maksimal, terarah dan menyeluruh. Katanya, masyarakat pesisir yang bermatapencarian dari hasil melaut, perlu diarahkan, agar mereka memiliki tambahan sumber penghasilan. Bidang usaha yang efektif bagi masyarakat pesisir, menurut Karimun, adalah yang berbasis perikanan dan kelautan. Menurut Karimun, pemerintah daerah dan instansi terkait harus memperhatikan karakter masyarakat pesisir.Sebab masyarakat pesisir memiliki karakter berbeda dengan penduduk yang bermukim di daratan. Sehingga cara pendekatan dan penanganan masalah mereka tidak dapat disamakan. Pada saat meninjau salah satu perkampungan nelayan di Aceh Jaya, Karimun, juga melakukan dialog dengan para pekerja usaha reparasi kapal kayu. Ia menilai, usaha reparasi kapal kayu memiliki prospek untuk dikembangkan di daerah tersebut,seiring dengan bertambahnya jumlah armada kapal kayu. Di sejumlah sentra perikanan laut di Sumatera dan Jawa, katanya usaha reparasi kapal kayu berkembang pesat dan mampu menambah kesempatan kerja bagi masyarakat setempat.(b09).

BUMN Raih Kontrak Rp24 T JAKARTA (Antara): Sejumlah BUMN meraih kontrak pengadaan barang dan jasa di industri hulu minyak dan gas bumi periode 2010 hingga Januari 2013 senilai Rp24 triliun. Kepala Satuan Kerja Khusus Pelaksana Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) Rudi Rubiandini, di Jakarta, Senin (11/3), mengatakan pihaknya akan terus meningkatkan peran BUMN dalam industri hulu migas. ‘’Kami ingin BUMN menjadi besar dan tidak dipinggirkan dalam kegiatan industri hulu migas,’’ tukasnya. Dari nilai kontrak tersebut, PT Pertamina (Persero) menjadi BUMN dengan porsi terbesar yakni 1,2 miliar dolar AS atau Rp1,13 triliun. Sejumlah BUMN yang terlibat dalam kegiatan industri hulu migas lainnya antara lain PT PAL, PT Adhi Karya Tbk, PT Sucofindo, PT Surveyor, PT Rekayasa Industri, PT Telkom Tbk, PT Wijaya Karya Tbk, dan PT Elnusa Tbk. Rudi juga mengatakan, Pertamina akan memasok BBM jenis “high speed diesel” (HSD) ke CNOOC SES Ltd dengan nilai kontrak Rp753 miliar atau 81 juta dolar AS selama 2013. “Pasokan BBM dibutuhkan untuk memproduksi minyak dan gas dari lapangan yang dikelola CNOOC SES Ltd,” ucapnya. Target pencapaian tingkat komponen dalam negeri dari pengadaan HSD di CNOOC SES Ltd ditetapkan sebesar 98,64 persen.

Daftar Harga Bahan Pokok Di Medan, Senin (11/3) Beras Ramos 1 Beras Ramos 2 Beras KKB 1 Beras KKB 2 Beras Arias Beras Jongkong IR 64 Beras Jongkong Kasar Beras Jongkong IR 64/Kw3 Gula Pasir Minyak Goreng Curah Kuning Daging Sapi Murni Daging Ayam Broiler Daging Ayam Kampung Telur Ayam Broiler Telur Ayam Kampung Garam Kasar Garam Halus Terigu Segi Tiga Biru Cabai Merah Cabai Rawit Cabai Hijau Bawang Merah Bawang Putih Tomat Kol Kentang Ikan Asin Teri (no.2) Kacang Hijau Kacang Tanah Kacang Kedelai Minyak Tanah Susu KM Bendera 357 gr Susu KM Indomilk 390 gr Susu Bubuk Bendera 400 gr Susu Bubuk Indomilk 400 gr

: Rp9.400 per kg : Rp9.200 per kg : Rp9.700 per kg : Rp9.500 per kg : Rp9.000 per kg : Rp9.000 per kg : Rp8.500 per kg : Rp8.500 per kg : Rp13.000 per kg : Rp10.000 per kg : Rp85.000 per kg : Rp22.000 per kg : Rp50.000 per kg : Rp1000 per butir : Rp1.500 per butir : Rp1.200 per kg : Rp2.000 per kg : Rp7.000 per kg : Rp20.000 per kg : Rp30.000 per kg : Rp10.000 per kg : Rp23.000 per kg : Rp23.000 per kg : Rp6.000 per kg : Rp3.000 per kg : Rp5.000 per kg : Rp75.000 per kg : Rp12.000 per kg : Rp23.000 per kg : Rp8.000 per kg : Rp9.000 per liter : Rp7.600 per kaleng : Rp8.200 per kaleng : Rp25.500 per kotak : Rp27.200 per kotak (m41)

Harga Emas London Murni (LM)

495.000

Perhiasan (97%)

485.000

Emas Perhiasan (70%)

351.000

Emas Putih (75%)

376.000

Suasa

252.000

(50 %)

B7

Antara

BUDI DAYA MELON HIBRIDA. Pelajar program magang merawat tanaman melon hibrida varietas Kinanti di kebun Pusat Pelayanan Agribisnis Petani BW Agro Center Soropadan, Pringsurat, Temanggung, Jawa Tengah, Senin (11/3). Selain berwarna kuning segar, melon hibrida varietas Kinanti mempunyai kelebihan rasanya manis dan renyah serta umur panen yang singkat yaitu 60-65 hari.

Penyaluran Kredit UMKM Turun MEDAN (Waspada): Penyaluran kredit untuk sektor Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) terhadap total penyaluran kredit perbankan mengalami penurunan. Pada Januari 2013 total penyaluran kredit perbankan menurun 1,50 persen (mtm) menjadi Rp129,60 triliun. Deputi Direktur Divisi Ekonomi dan Moneter Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Wilayah IX Sumut-Aceh Mikael Budisatrio, Senin (11/3), mengatakan penurunan kredit UMKM ini berpengaruh terhadap besaran penyaluran

kredit perbankan kepada sektor UMKM yang tercatat menurun 3,85 persen dari bulan sebelumnya, yaitu menjadi sebesar Rp31,47 triliun. “Hal ini mengakibatkan pangsa penyaluran kredit untuk sektor UMKM terhadap total kredit perbankan turun sebesar 0,59 persen,” kata Mikael, seraya mengatakan, pangsa terbesar penyaluran kredit sektor UMKM berada di sektor usaha menengah, yaitu sebesar 51,22 persen. Sementara itu, pada penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) di Sumatera Utara mengalami perlambatan, meskipun masih menunjukkan adanya peningkatan. “Penyaluran skim KUR dilaporkan meningkat sebesar 0,93 persen atau setara dengan Rp21,45 miliar dibandingkan Desember 2012 mencapai Rp2,32 triliun,” ujarnya. Mikael menyebutkan, jum-

lah debitur KUR juga mengalami peningkatan sebesar 2,20 persen dibandingkan bulan sebelumnya, yaitu mencapai 325.310 debitur. “Secara nasional, realisasi penyaluran KUR sampai dengan Januari 2013 mencapai Rp40,66 triliun dengan rincian Rp35,51 triliun dari tujuh bank pelaksana dan Rp5,15 triliun dari BPD seluruh Indonesia. Realisasi ini menurun sebesar -0,06 persen atau setara dengan Rp25,64 miliar dibandingkan posisi Desember 2012 yang tercatat sebesar Rp40,69 triliun, jelas Mikael. Di sisi lain, Mikael mengatakan, penyaluran Kredit Pemilikan Rumah (KPR) pada Januari 2013 mengalami peningkatan sebesar 19,30 persen menjadi Rp10,21 triliun bila dibandingkan dengan Januari 2012 yang mencapai Rp8,55 tiliun. Sedangkan penyaluran Kredit Kendaraaan Bermotor (KKB)

Harga Bawang Merah Naik Tajam

mencapai nilai Rp4,95 triliun, mengalami penurunan sebesar 16,14 persen (yoy) dari nilai Januari 2012 sebesar Rp5,90 triliun. Begitu juga dengan penyaluran kredit perbankan untuk kegiatan perdagangan internasional, terutama untuk aktivitas ekspor mengalami pertumbuhan positif. “Sampai Januari 2013, kredit perbankan untuk transaksi ekspor tercatat mengalami peningkatan sebesar 5,63 persen (mtm) dibandingkan bulan sebelumnya,” ujarnya. Nilai tersebut juga tercatat lebih besar dibandingkan pertumbuhan kredit perbankan untuk transaksi ekspor pada Desember 2012. “Dilihat dari sisi harga, di pasar internasional harga untuk komoditas ekspor utama Provinsi Sumatera Utara yaitu karet dan minyak kelapa sawit/CPO menunjukkan tren meningkat pada bulan Januari 2013,” sebut Mikael. (m41)

Target Ekspor Mebel 2 Miliar Dolar AS JAKARTA (Antara): Kementerian Perindustrian menargetkan ekspor mebel 2013 mencapai 2 miliar dolar AS. Menteri Perindustrian MS Hidayat, memperkirakan pertumbuhan industri kayu akan melonjak tinggi, karena pasar sudah mulai normal. Berbicara saat membuka International Furniture & Craft Fair Indonesia (Iffina) 2013, di Jakarta, Senin (11/3), MS Hidayat, mengatakan pasar global terus menunjukkan adanya pemulihan. Pasar tradisional Eropa, termasuk Eropa Timur, Amerika Serikat, Jepang dan Timur Tengah dinilai sudah semakin membaik. Dengan kondisi itu diharapkan ekspor mebel Indonesia bisa mendekati angka yang sama sebelum krisis ekonomi melanda dunia pada 2008. Hidayat, juga menuturkan saat ini total ekspor mebel Indonesia mencapai 1,6 miliar dolar AS dengan negara tujuan utama Amerika Serikat, Perancis, Jepang, Inggris dan Belanda. “Sebelum 2008 saat krisis keuangan itu, (ekspor mebel kita) sekitar 2,2 miliar dolar AS. Kemudian turun hingga 1,5 miliar dolar AS. Sekarang ini kira-kira 1,6 miliar dolar AS tapi bisa menuju ke 2 miliar dolar

AS,” paparnya. Menperin mengatakan ekspor mebel Indonesia pada 2012 mencapai 1,41 miliar dolar AS ditopang oleh peningkatan ekspor rotan yang drastis hingga mencapai 41 persen dari 143 juta dolar AS pada 2011 menjadi 202 juta dolar AS pada 2012. Dia juga mengungkapkan Indonesia memiliki keunggulan yang tak tersaingi oleh negara lain untuk mengembangkan industri mebel, yakni produksi kayu tropis lokal yang melimpah. Hanya saja, Hidayat menga-

takan perlu adanya inovasi desain produk yang bisa dipasarkan (marketable) untuk konsumen internasional. Inovasi, lanjut Hidayat, selain bisa digunakan untuk meningkatkan daya saing produk untuk dipasarkan, juga mendorong hilirisasi yang terus digalakkan pihaknya. “Kita butuh inovasi dari desain kita yang bisa ‘marketable’, kerja sama dengan konsultan atau desainer asing buat saya sangat dianjurkan agar seluruh produk bisa marketable,” tukasnya.

Antara

XL Raih 3 Penghargaan Selular Award 2013

hayati-Jakarta. Barang yang diangkut pada tahap awal adalah barang-barang konsumsi, konstruksi dan lainnya. Pihaknya berharap dengan terjadinya efisiensi transportasi ini barang-barang produk Aceh dapat bersaing untuk dipasarkan di Jakarta. Menurutnya untuk mendukung pengembangan terminal peti kemas pelabuhan Malahayati dibutuhkan anggaran Rp.1,5 triliun. “Itu anggaran minimal untuk membangun dermaga dan craine peti kemas yang moderen, sehingga kapal dari luar negeri bisa masuk,” tuturnya. (b06)

PT XL Axiata Tbk (XL) berhasil meraih 3 kategori penghargaan Selular Award 2013. Pada ajang tahunan diselenggarakan Majalah Selular ini XL meraih Most Innovative Program (Paket Serbu), Best Data Services, dan CEO of The Year 2012 untuk Presiden Direktur XL Hasnul Suhaimi. Penghargaan diserahkan di Jakarta , Kamis malam (7/3). Pencapaian tiga penghargaan ini sama dengan jumlah pencapaian XL di ajang sama tahun sebelumnya. Sementara penghargaan Best CEO of The Year 2012 merupakan penghargaan yang ketiga kalinya secara berturut-turut yang diraih oleh Hasnul Suhaimi. Hasnul Suhaimi mengatakan, “Keberhasilan XL meraih tiga penghargaan di Selular Award tahun ini merupakan buah dari kerja keras seluruh team XL untuk terus tanpa henti melahirkan inovasi dan meningkatan manfaat berbagai layanan XL bagi pelanggan, termasuk dalam menyediakan layanan data. Kami berharap apresiasi ini akan semakin mendorong XL untuk terus berkarya memberikan layanan yang lebih baik bagi pelanggan dan masyarakat.” Ajang Selular Award 2013 merupakan penyelenggaraan yang ke-10, yang secara rutin memberikan apresiasi kepada para operator, vendor, dan pelaku industri telekomunikasi lainnya. Mekanisme penilaian berdasarkan polling SMS pembaca majalah Selular dan tabloid Handphone. Tentang XL XL adalah salah satu perusahaan telekomunikasi terkemuka di Indonesia. Mulai beroperasi secara komersial sejak 8 Oktober 1996, XL saat ini adalah penyedia layanan seluler dengan jaringan yang luas dan berkualitas di seluruh Indonesia bagi pelanggan ritel (Consumer Solutions) dan solusi bagi pelanggan korporat (Business Solutions). XL satu-satunya operator yang memiliki jaringan serat optik yang luas.

HARGA BAWANG PUTIH. Seorang pedagang menata bawang putih yang dijualnya di Pasar Induk Manonda, Palu, Sulawesi Tengah, Senin (11/3). Harga bawang putih sejak tiga hari terakhir melonjak hingga 30 persen dari Rp. 35.000 menjadi Rp. 50.000 per kilogram. Kenaikan itu disebabkan karena kurangnya suplai serta sedikitnya produksi bawang putih lokal akibat cuaca buruk.

oleh Gubernur Aceh Zaini Abdullah dengan Direktur Utama PT Pelindo I (Persero) Alfred Natsir dan Direktur Utama PT Alkan Abadi Rickey Sujatno. Gubernur Zaini Abdullah, mengatakan banyak kelebihan dengan pengembangan sistem angkutan peti kemas melalui pelabuhan Malahayati. Seperti proses bongkar muat lebih cepat, biaya transportasi lebih murah, dan barang terjamin aman. Selain itu, dapat dilakukan multimoda, kapasiatas angkut lebih besar dan jenis produk yang diangkut tidak terbatas. “Jadi kehadiran terminal peti

kemas tidak hanya menguntungkan pengusaha, tapi juga masyarakat. Kita harapkan itu segera terealisasi,” tandasnya. Dirut PT Pelindo I (Persero) Alfred Natsir, mengatakan untuk tahap awal PT Alkan Abadi akan mengoperasikan dua kapal pulang pergi Jakarta-Malahayati, Krueng Raya, Aceh Besar. “Tahap awal perusahan itu tentu akan rugi. Tapi tidak mengapak, karena semua itu untuk membangun Aceh,” ujarnya. Alfred, menyebutkan PT Alkan Abadi sudah memesan 800 unit kontainer yang akan digunakan untuk operasional peti kemas di pelabuhan Mala-

MEDAN (Waspada): Dalam beberapa pekan terakhir beberapa kebutuhan pokok di pasar Kota Medan mulai relatif stabil, namun tidak untuk harga bawang merah. Komoditas bawang merah setiap pekannya terus mengalami kenaikan dan kini ‘meroket’ mencapai Rp36.000-Rp38.000 per kilogram. “Selain bawang merah, harga cabai rawit juga naik hingga ke posisi Rp35.000 per kg. Sedangkan secara umum, harga bahan pangan lainnya relatif stabil,” kata tim monitoring harga Disperindang Sumut Sofyan Tanjung, Senin (11/3). Sofyan menyebutkan, setiap hari Disperindag Sumut memantau lima pasar di Medan yakni Pusat Pasar, Pasar Sikambing, Pasar Brayan, Pasar Simpang Limun dan Pasar Sukaramai. Dari kelima pasar tradisional di Medan tersebut, pihaknya memantau perkembangan harga kebutuhan pokok masyarakat. Dari hasil pemantauan Senin (11/3), katanya, harga cabai rawit Rp35.000 per kg, bawang merah naik tajam dari Rp24.000 per kg menjadi Rp36.000-Rp38.000 per kg. Sedangkan harga cabai merah turun dari Rp18.000 per kg menjadi Rp12.000 per kg, cabai hijau Rp8.000 per kg, harga bawang putih turun dari Rp35.000 per kg menjadi Rp30.000 per kg. Sementara itu, sampai saat ini harga ikan masih tetap tinggi sejak beberapa bulan terakhir. Harga ikan kembung Rp35.000 per kg, ikan tenggiri Rp35.000 per kg, ayam potong Rp22.000 per kg, udang basah Rp45.000 per kg. Daging sapi Rp85.000 per kg. Harga minyak goreng turun dari Rp9.500 per kg menjadi Rp9.000 per kg. Telur ayam ras dijual Rp850 sampai Rp1.000 per butir sesuai dengan besar kecilnya telur. Sofyan menyebut harga bawang merah mahal karena stok terbatas yang juga merupakan imbas dari menghilangnya bawang lokal Samosir dan Aceh. Dia menyebutkan, sekarang ini bawang merah beredar di pasaran didatangkan dari Bangkok dan Brebes. “Bawang merah dari Bangkok bentuknya besar, fisiknya lebih bagus,” ujar Sofyan seraya mengatakan, hasil monitoring harga tersebut nantinya mereka laporkan ke instansi terkait seperti Dinas Pertanian. (m41)

Dalam kesempatan yang sama, Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan mengatakan industri mebel Indonesia seharusnya bisa menjadi yang termaju dan terdepan karena didukung oleh sejumlah keuntungan geografis. “Tidak ada alasan industri mebel di Indonesia untuk tidak maju. Indonesia punya banyak keuntungan. Kita punya banyak jenis tanaman yang bisa segera dipanen, misalnya sengon yang bisa kita panen dalam lima tahun, padahal di negara lain sengon baru bisa dipanen setelah 100 tahun,” ucapnya.

Kapal Peti Kemas Beroperasi Di Pelabuhan Malahayati BANDA ACEH (Waspada): PT. Pelabuhan Indonesia I (Persero) bersama PT. Alkan Abadi akan mengoperasikan angkutan laut dengan sistem peti kemas dari dan ke pelabuhan Malahayati-Jakarta secara rutin. Kepastian operasinal kapal laut itu ditandai dengan penandatangan nota kesepahaman kesepakatan antara Pemerintah Aceh, PT Pelindo I (Persero) dan PT. Alkan Abadi. Nantinya akan dioperasikan dua kapal untuk rute Jakarta- Banda Aceh. Panandatangan nota kesepahaman dilaksanakan Senin (11/3), di kantor gubernur Aceh. Penandatanganan dilakukan

BANDA ACEH (Waspada) : Untuk tahun 2013 ini Provinsi Aceh kembali mendapatkan kuota impor mobil dan sepeda motor bekas asal Singapura. PT Keunekai Lestari Sabang, mengaku sudah mendapatkan salinan pemberitahuan persetujuan impor tersebut dari Kementerian Perdagangan. Staf Bidang Perdagangan Luar Negeri Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Aceh Nurdin, mengatakan tahun ini Provinsi Aceh kembali mendapat kuota impor mobil bekas berkapasitas mesin di atas 3.000 cc dan 21 unit sepeda motor berkapasitas di atas 500 cc, asal Singapura.. Menurut Nurdin, dari total 26 unit mobil bekas tersebut, 15 diantaranya adalah kuota izin baru. Sedangkan 11 lainnya merupakan sisa kuota impor mobil pada tahun 2012 yang diperpanjang pihak importir. Ditanya jenis mobilnya yang kembali mendapat kuota itu, Nurdin menyebutkan, jenis SUV 4x4 berkapasitas di atas 3.000 cc. “Pokoknya ke 21 unit mobil tersebut akan dimuat di Pelabuhan Singapura dan bongkar di Pelabuhan Malahayati,’’ katanya. Disebutkan, berdasarkan dokumen Kementerian Perdagangan No.04.P1-02.12.3533 memperjelas bahwa pihak Departemen Perdagangan memberikan persetujuan impor barang modal bukan baru kepada PT Keunekai Lestari Sabang yang beralamat di Kecamatan Suka Jaya, Cot Ba’u, Sabang. Surat persetujuan impor barang bukan baru yang diteken Plt Direktur Jenderal Perdagangan Bachrul Chairi menyebutkan, persetujuan impor barang modal bukan baru berlaku mulai tanggal diterbitkannya surat itu yakni 31 Desember 2012 hingga 31 Desember 2013. Direktur Utama PT Keunekai Lestari Sabang, Basri Hasyim saat dikonfirmasi membenarkan tentang persetujuan kuota impor mobil dan sepeda motor yang diperoleh perusahaannya. “Sudah ada surat persetujuannya, dan Insya Allah kita akan segera impor dari Singapura, “kata Basri.(b09).


Otomotif

B8

WASPADA Selasa 12 Maret 2013

Toyota Etios Valco Hanya Manual PT Toyota Astra Motor (TAM) menawarkan EtiosValco hanya dalam satu sistem transmisi yakni manual. Ini dilatarbelakangi oleh masih banyaknya konsumen yang memilih tipe ini. “Kita sudah melakukan

survey, di Jakarta sekarang ini komposisinya 50:50 (manual dan matik). Jika kita tarik lima tahun lalu itu komposisinya 60:40. Bahkan di daerah saat ini komposisinya 80:20.” terang Presiden Direktur PT TAM Johnny Darmawan di Jakarta,

Senin (11/3). Dengan tingginya permintaan konsumen daerah terhadap mobil bertransmisi manual maka Toyota pun tidak ingin berfokus pada konsumen Jakarta yang lebih memilih matik karena kondisi macet

net

Toyota Etios Liva.

Suzuki Thailand Genjot Produksi New Swift Suzuki Motor (Thailand) menginvestasikan 1.3 miliar Baht untuk meningkatkan kapasitas produksi pabriknya di Rayong menjadi 100.000 unit untuk mendukung target penjualan tahun ini yang mencapai 60.000 unit. “Ekspansi mulai tengah tahun ini dan diharapkan selesai tahun depan,” kataWallop Treererkngam, general manager marketing Suzuki Motor (Thailand). Saat ini pabrik Suzuki di Rayong mempunyai kapasitas produksi 50.000 unit Swift ecocarpertahun.Ekspansiitumeme-

nuhi kebutuhan dalam negeri. Suzuki Swift eco-car merupakan respon Suzuki terhadap program eco-car Pemerintah Thailand. Swift buatan Thailand ini menggunakan mesin bensin berkapasitas 1250cc menggantikan mesin 1.5 liter buatan yang sebelumnya didatangkan dari Indonesia. Mesin baru ini diklaim mampu menempuh jarak 20km tiap liter. Sementara model-model lain seperti Suzuki APV, SX4, Grand Vitara dan Carry masih didatangkan dari Indonesia. Nantinya, Suzuki Thailand

akan mengekspor eco-cars ke Indonesia dan Malaysia. Sementara Suzuki Indonesia akan mengirim pickup Suzuki Carry ke Thailand. Thailand juga akan mengekspor Swift ke Australia mulai triwulan kedua tahun ini seperti disampaikan Wallop. Tahun ini Suzuki menargetkan menjual 60.000 unit, terdiri dari New Swift (43.000), Carry (12.000) dan sebuah MPV baru (5000). Tahun lalu mereka menjual 24.665 unit dimana Swift dan New Swift menyumbang 17.000 dan Carry 6.000 unit. (mkc/m47)

yang kian menjadi-jadi. “Ini merupakan strategi pasar kita tidak karena market kita tidak hanya Jakarta. Permintaan luar daerah sekarang ini cukup besar seperti Surabaya, Medan, dan kota besar lainnya,” tambah Johnny. Lebih lanjut Johnny menyatakan, sistem transmisi manual yang dianut Etios Valco lebih halus sehingga mobil ini sangat nyaman dan mudah digunakan. “Perpindahan gigi 1, 2 dan 3 sangat halus, silahkan saja coba sendiri,” imbuhnya. Johnny Darmawan juga menegaskan untuk saat ini pihaknya tidak akan menghadirkan Etios Valco versi sedan. Namun jika terjadi permintaan yang cukup besar maka TAM akan mempertimbangkan untuk melansirnya. "Kita coba dulu yang ini (city car Etios valco). Kalau laku, Etios sedan akan kita bawa. Kalau sedannya diperlukan kenapa nggak kita jual," terangnya. Menurut Johnny, tidak hadirnya Etios sedan lantaran segmen sedan yang kecil dan trennya semakin menurun. Saat ini sejumlah varian sedan telah ditawarkan di Tanah Air sebut sajaVios, Altis, Camry dan Crown. Toyota Etios Valco akan di produksi di Indonesia dibawah PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMI) yang telah memproduksi produk berkualitas tinggi berstandar ekspor, yaitu Kijang Innova dan Fortuner. Produksi Etios Valco akan dilakukan di plant baru Toyota Karawang yang menjadi salah satu bentuk komitmen investasi Toyota di Indonesia. Akio Nishimura, Etios Valco Chief Enginner membeberkan, kalau Etios Valco yang diproduksi di Indonesia ini ditargetkan mampu diproduksi sebanyak 19.000 unit dalam setahunnya. “Target untuk tahun ini 19.000 unit. Kalau lebih banyak lagi kita akan tingkatkan kapasitas produksinya,” ungkap Akio Nishimura disela-sela peluncuran EtiosValco kemarin.

Sementara itu, untuk lokal kontenya Etios Valco ini sampai saat ini sudah mencapai 55 persen dan kedepannya akan lebih ditingkatkan lagi. “Ke depannya akan ditingkatkan nantinya akan menjadi 80 persen,” tandasnya. Etios Valco akan mengisi line-up kosong di antara Agya danYaris. Mobil ini hadir dengan tiga pilihan varian yaitu tipe J, E, dan G. Untuk tahap awal, Etios baru tersedia transmisi manual, sedangkan untuk matik akan menyusul. E k s t e r i o r Et i o s Va l c o memiliki desain “Bold Simplicity”, meski sederhana, tapi diklaim tetap sport, simpel, dan aerodinamis. Valco dibekali sporty grille dan 15” alloy wheel (E & G Type), 14” steel wheel (J Grade). Untuk tipe J (versi termurah) dibekali sporty 3 spoke steering wheel dengan SRS Airbag bagi pengemudi dan penumpang, 7 cup holder, coin dan card holder yang secara khusus didesain untuk masyarakat Indonesia. Selain itu, terdapat interior cooler di dalam laci dashboard untuk menaruh minuman agar tetap fresh dan dingin. Sementara itu, tipe E (menengah) memiliki fitur yang dimiliki tipe J. Namun, ada penambahan seperti 2 DIN Head Unit with AM/FM radio, CD, MP3, USB, AUX, dan Electric Power Steering (EPS). Adapun tipe G (termahal) juga memiliki semua fitur di tipe E dan J, ditambah Steering Switch, Anti Bracking lock System (ABS), Security System, Front foglamp, Electric Outside Rear View Mirror, dan intermittent Wiper. Etios Valco dibekali mesin 1.197 cc DOHC 4 silinder yang memiliki tenaga 80 dk pada 5.600 RPM dengan torsi puncak mencapai 104 Nm pada 3.100 RPM. Toyota Etios Valco J dilepas Rp135,5 juta, tipe G dan E masing-masing dibanderol Rp149,9 juta dan Rp161,6 juta On the Road Jabodetabek. (oz/m47)

net

Volkswagen e-CO-motion

Green Cars Meramaikan Di Geneva Motor Show Geneva Motor Show sebelumnya memang dikenal sebagai tempat untuk memunculkan supercar kelas dunia. Jenis mobil dengan tenaga tak terbatas hingga ratusan daya kuda. Harga yang menyundul langit dan tidak peduli berapa borosnya bensin. Tapi tahun ini mobilmobil dengan focus pada konservasi lingkungan hidup juga tampil mencolok. Berikut beberapa diantaranya green car tersebut. Volkswagen e-CO-motion concept cargo van ini digerakkan dengan tenaga listrik.Tenaga listriknya disimpan di baterai Lithium-Ion. Yang istimewa, Volkswagen memberi keleluasaan untuk memilih kapasitas penyimpangan listrik yaitu 20, 30 dan 30 kWh. Kapasitas listrik sebesar itu bisa membawa mobil ini bergerak sejauh masing-masing 100km, 150km dan 200km. Motor yang dipakai mampu memproduksi daya hingga 110hp dan torsi puncak 200lb-ft. Ini tawaran VW untuk mobil-mobil kurir yang beroperasi dalam kota. Toyota menyuguhkan i-

Road Concept, sepeda motor roda tiga yang digerakkan listrik. Toyota i-Road untuk dua orang dengan dua motor yang menggerakkan kedua roda depan. Berbeda dengan sepeda motor biasa, cangkangnya cukup rapat untuk menahan angin dan hujan. Seperti menggabungkan kelincahan dan kepraktisan motor dengan kenyamanan mobil. Subaru Viviz adalah plugin hybrid crossover yang digerakkan oleh kombinasi mesin diesel boxer dengan tiga motor listrik. Subaru ingin menegaskan bahwa boxer masih punya banyak kesempatan di masa depan. Volkswagen Golf Bluemotion adalah penawaran yang lebih membumi. Hatchback lima kursi ini lebih irit dari versi sebelumnya dengan serangkaian jurus seperti mengurangi berat mobil, memperbaiki aerodinamika, dan modifikasi pada mesin. Mesin 1.6 liter empat silinder turbodiesel yang dipakai Golf Bluemotion diklaim bisa mencapai 88.3mpg (37.5km/liter).

Belum diproduksi tapi hampir. Audi A3 e-tron adalah plug –in hybrid yang bisa menempuh jarak sampai 50km hanya dengan motor listrik. Sedangkan efisiensi bahan bakarnya mencapai 188mpg (80km/liter). Hatchback ini menggunakan mesin 1.4 liter TFSI bersama dengan motor listrik 75kW. Bukan cuma kendaraan ringan yang bisa irit. Land Rover Defender, SUV kelas berat juga bisa ramah lingkungan dengan menggunakan penggerak listrik. Motor listriknya bisa memproduksi daya maksimal 94 hp dan torsi 243 lb-ft. Daya jelajahnya sekitar 80km. Dan yang terakhir adalah supercar sejati. Ferari LaFerrari adalah mobil hybrid yang menawarkan tenaga hingga 963hp. Daya sebesar itu buah dari kerja keras mesin 6.3 liter V12 yang bisa mengirim hingga 800hp dengan motor listrik 163hp. Dengan tenaga sebesar itu, akselesari 0 -100km/jam kurang dari 3 detik dengan konsumsi bahan bakar 16.6mpg (7km/liter). (mkc/m47)

Kolaburasi Nissan - Mitsubishi Lahirkan Minicars Terbaru

net

Harley-Davidson Breakout

HD Breakout Berstatus Istimewa

Varian terbaru dari HarleyDavidson, Breakout dirilis akhir pekan ini, di Daytona Beach pada acara Daytona Bike Week motorcycle rally. Harley-Davidson Breakout adalah model premium di kelasnya. Motor gede ini dibuat dengan detail canggih, serta ada beberapa spesifik komponennya tidak dimiliki varian Harley lainnya. Penampilan motor ini berbeda dari generasi pendahulunya yang lain. Breakout lebih bercita rasa lembut dan kekar, yang bertujuan untuk menun-

jukkan perawakan mesin dan ban. Model Breakout menandakan esensi dari sebuah sepeda motor, sudah seharusnya menonjolkan kehebatan mesin dan kaki-kaki,” terang Kirk Rasmussen, HarleyDavidson Styling Manager. “Warna hitam dan mesin berwarna krom menonjolkan bagian badannya sekaligus berimbas penegasan posisi ban. Fender telah dipangkas karena kami menginginkan Breakput akan tampil keren dan berotot,” tambahnya.

Harlem Shake Terheboh Di Launching Honda Scoopy FI Virus Harlem Shake yang mewabah di seluruh dunia ternyata sampai juga ke Sumatera Utara, tepatnya di salah satu pusat perbelanjaan di Kota Medan yang sukses dibuat heboh oleh aksi Harlem Shake 200 model asal Medan. Tarian Harlem Shake ratusan model yang merupakan rangkaian acara Launching Matik bergenre Fashion Honda Scoopy-FI ini terang saja mampu mencuri perhatian ribuan pengunjung. Gelaran yang berlangsung Minggu (3/3) ini, pastinya menjadi pertunjukan Harlem Shake terheboh yang ada di Sumut. Tarian suka-suka ala model yang lucu dan menarik ini tidak pelak lagi mampu mengundang tawa dan sorak sorai pengunjung, bahkan banyak dari mereka yang juga ikut berharlem shake ria. Gunarko Hartoyo, Promotion Manager CV. Indako Trading Co selalu main dealer Honda di wilayah Sumut mengungkapkan Honda selalu berupaya menggelar event unik dan menarik, dan Harlem Shake terbukti mampu memberikan atmosfer fashion yang berbeda di launching Scoopy-FI. Selain aksi Harlem Shake, gelaran yang berlangsung sejak Sabtu (2/3) ini, tidak hentinya menyajikan beragam hiburan menarik bertemakan fashion antara lain, Fashionable Scoopy Modification Contest (Stiker & Art Painting). Fashion Photographer Competition, Fashion Model Competition, Child Fun Fashion Competition, Test Ride New Scoopy FI, dan masih banyak lagi hiburan seru lainya. Penampilan terbaik dari pesulap Demian dan juga anak didiknya D’Four yang dikemas apik dalam All About Magic juga semakin menyempurnakan Launching Scoopy FI, banyak pengunjung yang berdecak kagum dan terpesona dengan aksi-aksi sulap yang mereka tampilkan. “Kami optimis Honda Scoopy FI bergenre Fashion ini akan diterima dengan baik di masyarakat, karena selain tampil stylish dan fashionable, matik terbaru Honda ini juga sudah dibekali dengan sistem injeksi yang tentunya membuat Scoopy FI menjadi lebih irit bahan bakar, performa lebih baik, mudah dihidupkan, mudah dalam hal perawatan, dan ramah lingkungan, ” ujar Leo Wijaya, Marketing Manager CV. Indako Trading Co. (adv/m47)

Breakout memiliki lebar ban 240mm berikut visualisasi yang telah diharmonisasikan dengan garpu suspensi yang tebal dan fenderless, sementara bentuk tangki dan stang tetap menghasilkan profil rendah. Mesin Twin Cam 103B dan ornamen mesin lainnya bertaburan nuansa krom dan hitam mengkilat. Velg palang 10 berbahan alumunium tampil selaras dengan warna hitam, berikut juga dengan tangki oli, pelindung knalpot, setang, rumah nomor polisi, dan kombinasi lampu belakang. Breakout sudah dilengkapi dengan fitur keamanan ABS (Anti-Lock Braking System), serta kemananan bawaan pabrikan. Breakout di AS dibandrol dengan harga AS$17,899 atau Rp173 juta untuk warna Vivid Black dan AS$18,299 atau sekitar Rp177 juta untuk warna Big Blue Pearl atau Ember Red Sunglo. (oz/m47)

Nissan Motor Co, Ltd dan Mitsubishi Motors Corporation berkolaborasi dengan meluncurkan model mobil terbaru di kelas minicars. Dilansir situs resmi Mitsubishi Motor, Jumat (8/3), Nissan minicars tersebut dinamakan Nissan Dayz (tipe standar) dan Nissan Dayz Highway (tipe paling tinggi). Sementara itu, untuk Mitsubishi minicars tersebut diberi nama Mitsubishi eK Wagon dan eK Custom. Kegiatan perancangan dan pengembangan dilakukan di perusahaan baru yang dibentuk Nissan dan Mitsubishi Motors, yaitu NMKV Co. Kolaborasi tersebut bertujuan untuk menyatukan kekuatan mereka di

bidang fungsional, seperti perencanaan produk, pengembangan, desain, dan pembelian komponen. Menurut keduanya, mobil hasil kolaborasinya itu dapat menekan harga di pasaran. Mobil ini diklaim memiliki harga yang kompetitif, irit bahan bakar, serta kabin yang nyaman, dan lapang. Baik Nissan maupun Mitsubishi akan tetap menyematkan beberapa perbedaan yang terdapat di masing-masing mobil minicars-nya. Namun sayang, kedua perusahaan tersebut baru akan menjual mobil hasil kolaborasinya itu untuk pasar Jepang. Rencananya, setelah kedua perusahaan memaksimalkan

net Mitsubishi Ek Wagon

sinergi dan memperkuat daya saing bisnis minicars masingmasing, Nissan dan Mitsubishi Motors akan kembali bekerja sama dengan mengembangkan mobil wagon yang akan diluncurkan 2014. (vci/m47)

net Nissan Dayz (kiri)

G4, Sedan Baru Mitsubishi Pabrikan mobil berlambang tiga berlian, Mitsubishi, menampilkan konsep desain dari sedan kompak barunya. Mitsubishi menampilkan konsep desain dari sedan kompak terbarunya yang mengusung nama ‘G4’. Mobil ini disebut berbasis dari hatchback baru Mitsubishi, yakni Mirage. Mitsubishi G4 akan menampilkan kombinasi desain ala potongan berlian di grill depan, dan juga di bagian lampu depan dan belakangnya. Pabrikan yang berpusat di wilayah Minato, Jepang ini juga memberikan desain G4 dengan hidung bodi yang pendek, namun tetap menarik dilihat dengan garis-garis bodi yang tajam dan pintu yang besar. Bodi Mitsubishi G4 menggunakan teknologi inovatif RISE (Reinforced Impact Safety Evolution), yang membuat bobotnya ringan dengan penggunaan baja dengan daya renggang tinggi. Di sisi dapur pacunya, Mitsubishi G4 dibekali dengan mesin 1.200 cc MIVEC yang ditenagai dengan CVT (Continously Variable Transmission) dengan sub-geartrain. Dilansir CarAndDriver, Mitsubishi G4 akan memulai debutnya di gelaran Bangkok International Motor Show 2013 yang dberangsung 25 Maret hingga 7 April 2013 mendatang, sebelum nantinya dipasarkan secara global. (ic/m47)

Arti Warna Asap Dari Knalpot Mobil Setiap asap yang muncul dan berasal dari pipa knalpot mobil Anda adalah tanda bahwa mobil Anda tidak dalam kondisi prima. Apa saja tandanya? Jika Anda melihat asap buang knalpot dengan warna berbeda, Anda seharusnya memperhatikan hal tersebut untuk mencegah hal-hal buruk yang terjadi pada mobil Anda. Inilah berbagai efek dari munculnya beberapa warna asap mobil menurut Autoguide: 1. Asap berwarna kebiruan Jika mobil Anda mengeluarkan asap berwarna biru, itu menandakan bahwa mesin mobil Anda membakar oli mesin. Penyebabnya adalah katup sil atau ring piston yang telah aus dan oli pun menjadi bocor. Jika Anda melihat asap seperti ini, periksa oli mobil Anda secara teratur dan perhatikan pemakaiannya.

kerusakan yang nantinya ditimbulkan bakal membutuhkan biaya banyak dan harus ditangani dengan segera. Bukan hanya menyebabkan kerusakan lingkungan, tetapi oli yang bocor juga dapat menyebabkan kinerja mesin menjadi kasar hingga akhirnya dapat merusak busi dan komponen lainnya. Jika mobil anda sudah berumur namun minim kebocoran, mobil Anda tersebut dapat dirawat dengan mengganti oli secara teratur. Penyebab lainnya adalah jika mobil Anda dilengkapi turbo. Asap ini menjadi tanda bahwa blower dari turbo mobil Anda harus diganti. 2. Asap berwarna abu-abu Untuk kategori asap dengan warna abu-abu sedikit sulit untuk didiagnosis penyebabnya. Setali tiga uang dengan asap berwarna biru, asap abu-abu biasanya juga disebabkan karena

penyebab yang sama yakni pembakaran oli yang bocor dan juga kinerja turbo yang buruk. Asap warna ini juga bisa menjadi masalah jika mobil Anda bertransmisi otomatis dan oli persenelingnya terbakar di mesin. Modulator vakum perseneling juga bisa rusak karena situasi ini, dimulai dengan oli perseneling yang tersedot ke dalam mesin dan kemudian terbakar. Selain itu, asap berwarna abu-abu juga bisa mengartikan katup PCV macet. Sistem PCV (Positive Crankcase Ventilation) dapat mengurangi emisi berbahaya dengan mendaur ulang kembali ke ruang pembakaran. Namun, ketika katup PCV macet, tekanan pun muncul dan menyebabkan kebocoran minyak. Untungnya, harga PCV katup biasanya tidak mahal dan penggantiannya dapat dilakukan oleh Anda sendiri.

3. Asap berwarna putih Munculnya asap putih masih aman selama sifatnya masih tipis. Itu normal dari hasil penumpukan kondensasi di dalam sistem pembuangan. Asap semacam ini dapat menghilang dengan cepat. Namun jika sifatnya tebal berarti ini masalah berat, dan disebabkan oleh mesin yang membakar coolant. Ini bisa jadi hasil kerusakan serius pada packing head, silinder head, atau blok mesin yang retak dan semuanya butuh perbaikan yang mahal. Jangan pernah mengabaikan masalah asap berwarna ini. Kebocoran kecil dalam coolant dapat menyebabkan overheating dan risiko

kerusakan mesin. Kebocoran coolant juga dapat membuatnya tercampur dengan oli yang dapat membahayakan mesin mobil Anda. 4. Asap berwarna hitam Asap knalpot hitam mengartikan mesin membakar bahan bakar terlalu banyak (boros). Hal pertama yang harus Anda periksa adalah filter udara dan komponen lainnya seperti sensor, injeksi bahan bakar dan fuel pressure regulator. Asap hitam biasanya mudah untuk dan diketahui dan diperbaiki, tapi borosnya bahan bakar pasti akan merugikan Anda. (bbg sumber/m47)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.