Waspada, Selasa 21 Juni 2011

Page 1

Berastagi 18-280C

Stabat 24-330C

Kisaran 24-330C

Binjai 24-340C

T. Tinggi 24-330C Hujan guntur

Berawan

WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

Prakiraan Cuaca Selasa Medan 24-340C

BMKG Polonia

http://epaper.waspadamedan.com

SELASA, Kliwon, 21 Juni 2011/19 Rajab 1432 H

No: 23543 Tahun Ke-65

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

Terbit 24 Halaman (A1-12, B1-12)

Filipina Bebaskan Tiga Warganya Dari Vonis Mati Di Saudi

Harga Eceran: Rp2.500,-

Dubes Untuk Saudi Ditarik

JAKARTA (Waspada): Dalam kurun enam bulan, tiga pekerja Filipina berhasil dicegah dari aksi eksekutor karena upaya tanpa henti pemerintahnya dalam membujuk otoritas Saudi. Mereka bahkan bisa bebas dari penjara setelah menerima pengampunan Raja Arab Saudi. Menurut stasiun berita ABS-CBN News, terakhir kali seorang terpidana mati asal Filipina yang dibebaskan dari penjara terjadi 17 April 2011. Ini tiga bulan sebelum seorang TKI bernama Ruyati binti Satubi, 54, dihukum mati. Pembebasan pekerja asal Filipina dari penjara itu diumumkan Departemen Luar Negeri Filipina, 18 April 2011. “Dia tengah dalam perjalanan pulang, yang difasilitasi Kedutaan Besar [Kedubes] Filipina di Riyadh,” ujar Deplu Filipina, yang tidak menyebut identitas warganya itu. Berbeda dengan Ruyati, yang terjerat kasus pembunuhan, pekerja Filipina ini bersalah membawa sabu ke Saudi. Di negeri itu, kejahatan narkotika memiliki bobot hukuman yang sama dengan pembunuhan, yaitu vonis mati. Lanjut ke hal 2 kol. 6

Waspada/Surya Efendi

SEMRAWUT: Angkutan kota mangkal sembarang untuk mencari penumpang di Jl. Haryono MT depan Medan Mall, Senin (20/6). Pemandangan lalu lintas yang semrawut dan membuat macat ini setiap hari ditemui. Belum ada upaya penertiban angkot, betor, parkir berlapis dan pedagangan kaki lima yang membuat macat kawasan ini.

JAKARTA(Antara): Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa menyatakan, Duta Besar (Dubes) Indonesia untuk Arab Saudi Gatot Abdullah Mansyur resmi ditarik dari negeri kerajaan itu. “Sudah ditarik, untuk konsultasi dengan Kementerian Luar Negeri,” kata Marty sebelum melakukan rapat dengar pendapat dengan Komisi I DPR RI di Gedung DPR RI, Jakarta, Senin(20/6). Marty membantah eksekusi Ruyati binti Sapubi merupakan bentuk kecolongan dari pemerintah Indonesia terhadap warganya di luar negeri. “Bukan. Ini bukan masalah advokasinya, tapi sikap dari sistem pengadilan di Arab Saudi demikian. Suka tanpa pemberitahuan, langsung melakukan eksekusi,” kata dia. Marty menekankan masalah ini bukan pertama kali terjadi dan bukan hanya kepada Indonesia, tapi juga negara lain. “Di mana warga negara asing dihukum mati, telah dilaksanakan eksekusinya tanpa pemberitahuan terlebih dahulu,” sebut Marty. Menlu Marty Natalegawa mengatakan pemerintah Indonesia akan menyampaikan protes kepada Kerajaan Arab Saudi.

Darsem Dipancung 7 Juli Jika Tak Bayar Denda Rp4,6 Miliar JAKARTA (Antara): Pemerintah Arab Saudi akan menjatuhkan hukuman mati terhadap Darsem pada 7 Juli, jika TKWI (Tenaga Kerja Wanita Indonesia) asal Subang, Jawa Barat itu tidak mampu membayar denda sebesar Rp4,6 miliar. Darsem.

dok. KBRI Riyadh

Sementara, Komisi I DPR menyetujui Kementerian Luar Negeri (Kemlu) menggunakan

anggarannya sebesar Rp4,6 miliar untuk membayar denda guna membebaskan Darsem,

yang menjadi terpidana mati di Arab Saudi. “Komisi I menyetujui Kemlu menggunakan anggarannya untuk membebaskan TKI bernama Darsem, karena sudah sangat mendesak,” kata Ketua Komisi I Mahfudz Sidik ketika memimpin rapat kerja dengan Menteri Luar Negeri

Marty Natalegawa, di Gedung MPR/DPR/DPD RI, Jakarta, Senin (20/6). Menurut Mahfudz, karena waktunya sudah sangat mendesak, Komisi I DPR RI menyetujui Kemlu untuk menggunakan anggarannya guna membayar “diyat” atau denda sebesar Rp4,6 miliar kepada

pengadilan di Arab Saudi. Darsem telah dimaafkan oleh keluarga majikan yang salah satu anggota keluarganya telah dibunuh, namun Darsem harus membayar denda sebesar Rp4,6 miliar agar bisa bebas. Lanjut ke hal 2 kol. 1

Syamsul Arifin Belum Lewati Masa Kritis JAKARTA (Waspada): Gubsu non aktif Syamsul Arifin masih terbaring di RS Abdi Waluyo, Menteng, Jakarta. “Secara kasat mata ada perubahan positif, tetapi yang harus menjadi acuan kita, tentu hasil medical record dokter yang menangani Pak Syamsul Arifin selama dalam perawatan. Jadi belum bisa dikatakan melewati masa kritis karena rujukannya adalah keterangan dokter, dan belum kita terima,” kata kuasa hukum Syamsul Arifin, Abdul Hakim

Siagian saat dikonfirmasi Waspada, Senin (20/6). Sejauh ini, kata Abdul Hakim, pihaknya belum mendapatkan hasil medical record dokter mengenai penanganan penyakit Syamsul Arifin. “Bisa saja satu penyakit membaik, tapi penyakit yang lain bagaimana?, karena itu kita sedang menunggu medical record dari tim dokter yang beberapa orang menangani penyakit dalamnya,” terang Abdul Hakim. Lanjut ke hal 2 kol. 6

Di Pengadilan Tipikor Medan

Hakim Sarankan Terdakwa Korupsi Urus Surat Miskin MEDAN (Waspada): Majelis Hakim Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Medan sarankan Direktur CV Lancang Kuning, Haris Syahputra Nasution terdakwa kasus korupsi proyek pembangunan fasilitas dan prasarana dasar permukiman berbasis masyarakat di Kec. Binjai Selatan untuk mengurus surat miskin. Hal itu disampaikan Ketua Majelis Hakim Sugiyanto kepada terdakwa pada persidangan perdananya , Senin (20/6) di Pengadilan Tipikor, setelah Haris Syahputra menyatakan ingin didampingi penasehat hukum, tapi tidak

memiliki uang membayar jasa advokat. Ia mengaku sudah bangkrut. “Saya mohon didampingi pengacara, tapi saya tidak punya uang majelis, “ kata Haris menjawab majelis hakim ketika ditanya, apakah dalam perkara tersebut terdakwa didampingi kuasa hukum atau tidak. Menanggapi permohonan terdakwa, majelis hakim mengatakan, pengadilan segera menunjuk pengacara negara untuk mendampingi terdakwa karena itu hak terdakwa. Lanjut ke hal 2 kol. 6

LENTERA

Jangan Tertipu Oleh: H.Syarifuddin Elhayat SATU hari disebuah kampung, penduduk desa itu beramai-ramai menziarahi sebuah pekuburan yang mereka sebut sebagai kuburan seorang waliyullah.Mereka menyebutnya wali karena pada saat penggali kubur menyiapkan sebuah liang lahat untuk seorang warga desa yang baru saja meninggal dunia, ditemukan sesosok mayat yang sudah lama meninggal ternyata jasadnya masih utuh bagaikan dimummi. “Dia adalah tubuh suci yang tidak ‘disentuh’ bumi

Waspada/Hendrik Prayitno

SEORANG warga dengan menggunakan mobil menderek gerobak “menjual” sampahnya dengan mengantarkan ke perusahaan daur ulang sampah. Untuk setiap 2 ton sampah warga dikenakan biaya 200 dolar Australia (sekira Rp1,8 juta).

Swasta Daur Ulang 600 Ton Sampah Tiap Hari Laporan Dedi Sahputra dari Sydney, Australia LAHAN seluas sekitar 14 hektar itu diisi beberapa bangunan serupa gudang beratap tinggi. Di sini setiap hari didaur ulang 600 ton sampah kota Sydney, Australia. Perusahaan swasta yang didirikan dengan idealisme membersihkan sampah ini adalah salah satu rahasia kebersihan kota di negara bagian New South Wales itu. Jarum jam menunjukkan pukul 11:15 waktu Sydney, Waspada dan rombongan tiba di Chullora Resource Recycle Park, sebuah pabrik pengolahan sampah yang dikelilingi pepohonan hijau. Di dekat gerbang masuk lahan pengolahan daur ulang sampah itu ada replika sepeda berukuran raksasa di atas bukit kecil. Sepeda itu terbuat dari sampah yang disusun secara artistik. Setelah melewati gerbang security, kami telah ditunggu Garett Jones yang ditemani Inggrid. Garett adalah bagian edukasi pada perusahaan daur ulang tersebut. Dengan ramah dia kemudian membawa kami berkeliling perusahaan tersebut. ‘’Setiap hari di sini ada sekitar 600 ton sampah yang

Pengumuman UN SD Lancar MEDAN ( Waspada) : Pengumuman hasil Ujian Nasional siswa SD yang berlangsung secara serentak, Senin (20/6) berjalan lancar. Data dari Dinas Pendidikan Kota Medan, seperti disampaikan Kepala Dinas Pendidikan Kota Medan, Drs Hasan Basri MM melalui Kabid Pendidikan Dasar Menengah, Masrul Badri MM bersama Kasi Kurikulum Lanjut ke hal A2 kol. 6

Lanjut ke hal A2 kol. 6

Waspada/Anum Saskia

SDN 060902 Jalan Mangkubumi nampak sepi saat pengumuman UN berlangsung.

Kuburan Ruyati Dekat Makam Istri Nabi JAKARTA ( Waspada): Kepala Badan Nasional Penanganan dan Perlindungan TKI, Jumhur Hidayat, mengakui pemerintah kecolongan dalam kasus hukuman pancung TKW Indonesia, Ruyati binti Satubi. Begitupun, menurut informasi yang diterima BNP2TKI jenazah Ruyati dimakamkan di pemakaman terhormat, yakni di dekat makam istri Nabi Muhammad SAW, Siti Khadijah. “Menurut informasi almarhumah Ruyati dimakamkan di tempat yang terhormat didekat Siti Khadijah,” kata Jumhur, di Kantor Kementerian Hukum dan HAM, Jakarta, Senin (20/6). Menurut Jumhur, orang yang divonis hukuman mati dengan pancung di Arab Saudi mendapatkan posisi terhormat layaknya seorang syuhada. “Itu begitu di Arab sana, karena posisi orang yang mati dalam kasus hukum pancung dimakamkan di tempat yang terhormat layaknya para syahid,” tandasnya. Ruyati pertama kali menjadi TKI sekitar tahun 1999. Pada keberangkatan pertama itu, nenek dengan tujuh orang cucu dari tiga anak ini sempat bekerja di Madinah, Arab Saudi, selama lima tahun. Setelah pulang, dia kembali mengadu nasib ke Arab Saudi dan bekerja selama enam tahun. (vvn)

Irak Buru Ada-ada Saja AS$17 M Uang Minyak

masuk dari sekira 15 sampai 20 city council (kecamatan) di Sydney. Sebanyak 95 persen di antaranya diolah, didaur ulang menjadi aneka barang keperluan sehari-hari yang siap dijual kembali,’’ kata pria Australia itu. Sampah-sampah itu diangkut secara bergantian oleh ratusan truk dari berbagai wilayah. Ada juga sampah yang diantar sendiri oleh pemiliknya Garett membawa kami ke sebuah bangunan berlantai dua yang berbatas kaca tembus pandang ke gudang besar serupa hangar di bawahnya. Di sana ada mesin-mesin besar yang bersambung-sambung yang sedang mengolah sampah. Suara gemuruh mesin-mesin sampah itu ditingkahi suara traktor yang memindahkan sampah dari satu tempat ke tempat lainnya. Di tempat itu Garett menjelaskan proses daur ulang sampah dari mulai sampah kertas, sampah plastik, besi, kaca dan lainnya. ‘’Apakah penjelasan ini masuk akal,’’

BAGHDAD, Irak (Reuters): Parlemen Irak memburu sekitar AS$17 miliar uang minyak yang katanya dicuri setelah invasi pimpinan AS atas negara itu pada tahun 2003 dan meminta PBB agar membantu untuk mencarinya. Uang yang hilang itu dikirimkan ke Irak dari AS untuk membantu pembangunan kembali negara itu setelah Saddam Hussein tersingkir. Dalam satu surat ke kantor PBB di Baghdad bulan lalu, Komite Integritas parlemen meminta bantuan untuk menemukan dan mendapatkan

Lanjut ke hal 2 kol. 2

Lanjut ke hal 2 kol. 3

Mandor Kebun Tewas Diinjak Gajah MEULABOH (Waspada): Khalidi, 33, mandor di perkebunan kelapa sawit milik PT Beutari tewas akibat diinjak gajah di Kec. Pante Cereumen Kab. Aceh Barat, Senin (20/6) sekira pukul 12:00. Korban warga Desa Menuang Kinco, tewas saat mengawasi pekerja menderes karet. Lokasi yang dipenuhi semak belukar membuat korban tidak mengetahui ketika ada gajah menyerangnya. “PT Beutari sebenarnya perkebunan karet, tapi mau beralih ke perkebunan sawit. Jadi kondisinya masih ada semak karena belum ditanami sawit. Mungkin korban tak melihat saat gajah keluar dari Lanjut ke hal A2 kol. 3

Bupati Langkat Terima Satya Lencana Wirakarya STABAT (Waspada): Atas komitmennya dalam pemberdayaan Kelompok Tani Nelayan Andalan (KTNA) termasuk besarnya porsi alokasi anggaran di masing-masing sub sektor pertanian, Bupati Langkat H. Ngogesa Sitepu (foto) ditetapkan sebagai penerima penghargaan Satya Lencana Wirakarya 2011 dalam acara puncak Pekan Nasional (Penas) Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) XIII- 20!1 di Tenggarong Seberang, Kab Kutai Kartanegara Lanjut ke hal A2 kol. 3

Waspada/Ist

Tabrak Paus, Kapal Marinir Rusak Parah AKIBAT menabrak ikan paus, satu kapal mengalami rusak parah, saat akan menuju misi penyelamatan di daerah lepas pantai Brisbane. Menurut petugas marinir Australia pada Senin (20/6), insiden terjadi saat kapal penyelamat marinir sepanjang 10 meter berawak empat orang mendapat panggilan darurat untuk menolong sebuah kapal pada Minggu malam. Saat hendak menuju sasaran, kapal tersebut menabrak ikan paus dekat Pulau North Stradbroke. “Kapal melambung diterpa ombak dan saat terhempas seekor ikan paus tiba-tiba muncul dari dari bawah kapal,” ujar Wakil Komandan Marinir Queensland, Tony Hawkins kepada para wartawan.

Lanjut ke hal A2 kol. 2

erampang Seramp ang - Keledai saja tak jatuh 2x di lubang yang sama - He...he...he...


WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947 Pendiri : H. Mohd. Said (1905 - 1995) Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) ISSN: 0215-3017

http://epaper.waspadamedan.com

SELASA, Kliwon, 21 Juni 2011/19 Rajab 1432 H z No: 23544 * Tahun Ke-65 Dian

Terbit 24 Halaman (A1-12, B1-12) z z Harga Eceran: Rp 2.500,-

Komplek Rumah Perwira Polresta Banda Aceh Terbakar

Eriq

Kasus Perempuan Nikahi Perempuan

Eriq Menyerah Kepada Polisi

KUALASIMPANG (Waspada): Kasus jeruk makan jeruk (perempuan menikahi perempuan,red) berakhir di polisi. Eriq alias Sri, 22, warga Desa Tanjung Karang, Kec. Karang Baru, Kab. Aceh Tamiang yang mengaku sebagai laki-laki untuk menikahi Dian, 22, janda muda beranak dua warga Desa Paya Bedi, Kec. Rantau, Kab. Aceh Tamiang di Kantor Urusan Agama (KUA) Kec. Rantau, Senin (20/6) menyerahkan diri ke Polres Aceh Tamiang. “Memang benar Eriq atau Sri telah menyerahkan diri ke Polres Aceh Tamiang, Senin (20/6),” ungkap Kapolres Aceh Tamiang, AKBP Drs Armia Fahmi kepada Waspada melalui telefon selular. Kata Kapaolres, data lengkap agar menghubungi Kasat Reskrim, AKP Imam Asfali, S.Ik. Sementara Kasat Reskrim AKP Imam Asfali, menyatakan sejak adanya laporan kasus tersebut, pihaknya berupaya mencari Eriq. Pada Minggu (19/6), dia mendatangi rumah orang tua Eriq di Petojo, Tanjung Karang, Karang Baru. “Ternyata Eriq tidak ada di rumah orangtuanya itu,” ungkap Kasat Reskrim. Menurut Kasat Reskrim, ketika bertemu orangtuanya, dia menyarankan agar Eriq menyerahkan diri, supaya kasus ini bisa jelas dan tuntas. “Kalau dia tidak menyerah tentu akan terus dicari Polisi. Ternyata saran kami didengar orangtuanya,” ujar Imam Asfali. Lanjut ke hal A2 kol 7

Antara DOA UNTUK RUYATI. Sejumlah massa aksi yang berasal dari Forum Advokasi Mahasiswa (FAM) Universitas Airlangga (Unair) melakukan aksi keprihatinan dan doa bersama untuk Ruyati di depan Gedung Negara Grahadi, Surabaya, Senin (20/6). Dalam aksinya tersebut mereka meminta pemerintah untuk bertindak tegas atas Ruyati, tenaga kerja wanita (TKW) yang dihukum pancung di Arab Saudi dan memberi perlindungan semaksimal mungkin kepada buruh Migran Indonesia.

BANDA Aceh (Waspada): Empat rumah di komplek perumahan Perwira Polresta Banda Aceh, Senin (20/6) dinihari terbakar. Kerugian material ditaksir Rp3 miliar, dan tidak ada korban jiwa dalam peristiwa itu. Dari TKP Waspada memperoleh keterangan, api mulai membesar sekitar pukul 03:30. Penghuni rumah, yakni Kasat Reskrim, Kasat Intel, Kasat Narkoba dan Kaur Bin Ops Lantas Polresta Banda Aceh. Rumah yang ditempati Perwira Polresta ini merupakan rumah yang dibangun NGO bantuan tsunami, berlokasi di Punge, Banda Aceh. Kapolresta Banda Aceh, Armensyah Thay kepada pers di TKP menjelaskan, bantuan mobil pemadam kebakaran datang setelah api melalap empat rumah. Api bisa dipadamkan sebelum merembet ke belakang dan samping rumah. Tim laboratorium forensik Polda Aceh yang turun ke TKP sore kemarin menyebutkan, kebakaran akibat korsleting listrik. Kapolresta juga membenarkan hal itu. Sedangkan kerugian, selain rumah, dua mobil ikut terbakar, perabotan rumah, benda berharga lainnya termasuk surat berharga, ijazah dan sebagainya. “Sekitar Rp3 M,” kata Armen. Tidak ada yang bisa kami selamatkan, ujar istri salah seorang korban. Para korban hanya memakai celana pendek keluar dari rumah sebelum kobaran api makin membesar. Kemarin sore, rombongan pejabat dari Dinas Pendidikan Aceh terjun ke TKP sambil memberi bantuan masa panik. Terlihat Kadis Pendidikan Aceh, Drs Bakhtiar, Sekretaris Lanjut ke hal A2 kol 1

Jika Tak Bayar Denda Rp4,6 M Pada Pengadilan Arab Saudi

Darsem Dipancung 7 Juli JAKARTA (Waspada): Komisi I DPR menyetujui Kementerian Luar Negeri (Kemlu) menggunakan anggarannya sebesar Rp4,6 miliar untuk membayar denda (diyat) guna membebaskan Darsem binti Daud Tawar, seorang tenaga kerja Indonesia (TKI) yang menjadi terpidana mati di Arab Saudi. Denda ini harus dibayar secepatnya, yakni sebelum 7 Juli 2011, jika tidak dibayar Darsem terancam dipancung. “Komisi I menyetujui Kemlu menggunakan anggarannya

vvn

Darsem.

Syamsul Membaik Namun Belum Lewati Masa Kritis JAKARTA (Waspada): Meski belum melewati masa kritis, Gubernur Sumatera Utara non aktif Syamsul Arifin secara kasat mata ada perubahan mengarah positif atas penyakit dalam dan jantung yang dideritanya. “Secara kasat mata nampaknya ada perubahan positif (membaik), tetapi yang menjadi acuan kita tentu hasil medical record dokter yang menangani pak Syamsul selama dalam perawatan. Jadi belum bisa dikatakan melewati masa kritis,” kata kuasa hukum Syamsul Arifin, Abdul Hakim Siagian saat dikonfirmasi Waspada, Senin (20/6). Sejauh ini, kata Abdul Hakim, pihaknya belum Lanjut ke hal A2 kol 1

Duda Dan 2 Anaknya Tewas Hirup Asap P. SIANTAR (Waspada): Seorang duda, Handoko, 45, dan dua anaknya Nining, 13, dan Barata, 10, warga Kel Seribudolok, Kec Silimakuta, Kab Simalungun tewas setelah terhirup asap akibat kebakaran kecil disebabkan korsleting computer di rumahnya. Keterangan dihimpun dan informasi dari Polres Simalungun, Senin (20/6), ketiga korban ditemukan dalam

keadaan tidak bernyawa dekat pintu kamar, Minggu (19/6) pukul 06:30. Mereka diketahui tewas setelah tetangga korban melihat asap tebal mengepul dari dapur rumah. Saat bersamaan, orang tua Handoko yang tinggal berlainan rumah, datang dan menggedor-gedor pintu depan, namun tidak dibuka. Lanjut ke hal A2 kol 7

untuk membebaskan TKI bernama Darsem, karena sudah sangat mendesak,” kata Ketua Komisi I Mahfudz Sidik ketika memimpin rapat kerja dengan Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa, di Gedung MPR/DPR/DPD RI, Jakarta, Senin(20/6). Pemerintah Arab Saudi akan menjatuhkan hukuman mati terhadap TKI asal Su-

bang, Jawa Barat, bernama Darsem, pada 7 Juli mendatang, katanya. Menurut Mahfudz, karena waktunya sudah sangat mendesak, Komisi I DPR RI menyetujui Kemlu untuk menggunakan anggarannya guna membayar “diyat” atau denda sebesar Rp4,6 miliar kepada

Lanjut ke hal A2 kol 5

Dubes Untuk Saudi Ditarik JAKARTA (Antara): Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa menyatakan bahwa Duta Besar (Dubes) Indonesia untuk Arab Saudi Gatot Abdullah Mansyur sudah resmi ditarik dari negeri kerajaan itu. “Sudah ditarik, untuk konsultasi dengan Kementerian Luar Negeri,” kata Marty sebelum melakukan rapat dengar pendapat dengan Komisi I DPR RI di Gedung DPR RI, Jakarta, Senin (20/6). Marty juga membantah eksekusi Ruyati binti Sapubi merupakan bentuk kecolongan dari pemerintah Indonesia terhadap warganya di luar negeri. “Bukan. Ini bukan masalah advokasinya, tapi sikap dari sistem pengadilan di Arab Saudi demikian. Suka tanpa Lanjut ke hal A2 kol 1

Sulit Pulangkan Jenazah Ruyati Dapat Santunan Rp97 Juta

JAKARTA (Waspada): Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa mengatakan, pemerintah Indonesia kesulitan memulangkan jenazah Ruyati, tenaga kerja Indonesia yang dihukum pancung di Arab Saudi. Karena, kata dia, berdasarkan ketentuan hukum di Arab Saudi, jenazah terpidana harus dimakamkan di sana. “Pemulangan jenazah almarhumah ke tanah air, kami dengar prosedurnya, jenazah yang dikenakan hukuman mati dikebumikan di Arab Saudi sendiri,” kata Marty saat rapat dengan Komisi I DPR, Senin (20/6). Lanjut ke hal A2 kol 7 Antara

MENTERI Luar Negeri Marty Natalegawa, menjawab pertanyaan wartawan saat jeda rapat kerja dengan Komisi I DPR di Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Senin (20/6). Dalam rapat tersebut Komisi I DPR meminta keterangan Kementerian Luar Negeri terkait permasalahan eksekusi hukuman pancung kepada Tenaga Kerja Wanita asal Indonesia, Ruyati di Arab Saudi.

Warga Korban Gempa Harapkan Kedatangan Gatot

TARUTUNG (Waspada): Warga korban gempa bumi di Luat Pahae, Kab. Tapanuli Utara mengharapkan Plt Gubsu Gatot Pujonugroho meluangkan waktu mengunjungi mereka. Menurut warga, sejumlah pejabat baik pusat dan daerah telah turun ke daerah itu untuk

memberikan bantuan dan kata-kata penghiburan. Selain pejabat negara, pengusaha asal Sumut dari berbagai daerah di Indonesia termasuk Jakarta banyak yang peduli. Di antaranya Menko Kesra Agung Laksono, sejumlah anggota DPRD Sumut, pejabat TNI, tokoh dan pimpinan partai

politik, pimpinan BUMN dan BUMD, sejumlah bupati/wali kota tetangga, para pengusaha dan organisasi masyarakat. Namun, pimpinan daerah Sumut, Gatot Pujonugroho, selaku pelaksana tugas Gubsu, hingga Senin (20/6) belum mengunjungi wilayah gempa itu. “Padahal kami korban

gempa sangat mengharapkan kedatangan Plt Gubsu untuk melihat secara langsung apa yang terjadi menimpa warganya di Taput,’’ kata anggota DPRD Taput Charles Simanungkalit, di Tarutung, Senin (20/6). Lanjut ke hal A2 kol 7

Polsek Pinang Sori Bekuk Perampok Nasabah Bank PINANGSORI (Waspada): Setelah melakukan aksinya, tiga pelaku perampok nasabah Bank BRI Pandan dibekuk jajaran Polsek Pinang Sori, Senin (20/6) sekira pukul 16:00 di Jalan Padangsidimpuan Km 30, Kecamatan Pinang Sori, Tapteng. Sebelumnya ketiga tersangka yakni DS, warga Sidikalang, LT, warga Tebingtinggi dan HS, warga Dolok Sanggul

Ada-ada Saja

Al Bayan

Tabrak Ikan Paus, Kapal Marinir Rusak Parah

Yan Oleh: H. Ameer Hamzah CIRI-CIRI orang berakal dan berbudaya adalah tidak akan tetap tinggal seterusnya di satu tempat. Meninggalkan tempat untuk mengembara, itulah bagian dari istirahatnya. Demikian makna sebait syair Imam Syafi’i ra. Dan syair itulah yang telah mengilhami sejumlah orang Aceh merantau ke Malaysia sejak zaman dulu. Seorang ulama besar dari Aceh Pidie, Teungku Muhammad Arsyad Ie Leubeu hijrah ke seberang. Beliau memilih Daerah Pekan Yan, Kedah di pantai Barat Semenanjung Malaya sebagai tempatnya yang baru. Di sana beliau dihormati oleh masyarakat dan dipercaya memimpin pondok pesantren (dayah). Di bawah asuhan beliau pesantren tersebut menjadi maju. Thullab dan thulabah (santri dan santriwati) datang dari berbagai

Lanjut ke hal A2 kol 2

vvn

Waspada/Hendrik Prayitno

DUA polisi Australia tengah memeriksa barang-barang di kamar apartemen Pemred Waspada dan rombongan di Oaks Harmony, Quay Street, Sydney, Minggu (19/6). Seorang penjahat bersenjata buronan polisi masuk dan bersembunyi ke kamar apartemen tersebut.

Polisi Australia Bekuk Penjahat Di Apartemen Pemred Waspada SYDNEY (Waspada): Satuan Polisi Australia membekuk seorang penjahat bersenjata di kamar apartemen Pemimpin Redaksi (Pemred) Waspada H.Prabudi Said dan rombongannya di Oaks Harmony, Quay Street, Sydney, Minggu (19/6). Si penjahat diduga mafia narkoba yang melarikan diri dari kejaran polisi. Polisi bersenjata membuka pintu apartemen Waspada dengan kunci T, menemukan si penjahat bersembunyi

Lanjut ke hal A2 kol 2

AKIBAT menabrak ikan paus, satu kapal mengalami rusak parah, saat akan menuju misi penyelamatan di daerah lepas pantai Brisbane. Menurut petugas marinir Australia pada Senin (20/6), insiden terjadi saat kapal penyelamat marinir sepanjang 10 meter berawak empat orang mendapat panggilan darurat untuk menolong sebuah kapal pada Minggu malam. Saat hendak menuju sasaran, kapal tersebut menabrak ikan paus dekat Pulau North Stradbroke. “Kapal melambung

Lanjut ke hal A2 kol 5

Waspada/Hendrik Prayitno

Seorang warga dengan menggunakan mobil dengan menderek gerobak “menjual” sampahnya dengan mengantarkan ke perusahaan daur ulang sampah. Untuk setiap 2 ton sampah warga dikenakan biaya 200 dolar Australia (sekira Rp1,8 juta).

Swasta Daur Ulang 600 Ton Sampah Tiap Hari Laporan Dedi Sahputra dari Sydney, Australia LAHAN seluas sekitar 14 hektar itu diisi beberapa bangunan serupa gudang beratap tinggi. Di sini setiap hari didaur ulang 600 ton sampah kota Sydney, Australia. Perusahaan swasta yang didirikan dengan idealisme membersihkan sampah ini adalah salah satu rahasia kebersihan kota di negara bagian New South Wales itu.

Lanjut ke hal A2 kol 3

merampok salah seorang nasabah bank BRI Pandan Yunius Mendrofa, warga Hajoran, Kecamatan Pandan, pukul 15:35 dengan menggunakan mobil Kijang Kapsul Nomor Polisi BK 1712 RI dan berhasil melarikan uang korban senilai Rp25 juta dari jok sepeda motor korban yang parkir di depan salah satu kedai minuman di Kelurahan Kalangan, Pandan. Sedangkan seorang tersangka lainnya berhasil kabur. “Saya baru pulang dari BRI Pandan mengambil uang Rp25 juta, tiba-tiba perampok ini mencongkel jok sepeda motor saya dan membawa kabur uang saya,” ungkapnya di Mapolsek Pinang Sori. Kapolres Tapanuli Tengah AKBP Dicky Patrianegara kepada wartawan di Mapolsek Pinang Sori menyebutkan dari cara tersangka melakukan aksinya ketiga tersangka merupakan pelaku yang pofesional. Menur ut AKBP Dicky Patrianegara diduga pelaku merupakan pelaku pembobol BRI yang baru-baru ini terjadi. Sedangkan barang bukti yang

Lanjut ke hal A2 kol 8

Serampang - Tengok-tengoklah warga tu ... - He.... he....he....


Berita Utama

A2 SD Swasta Dominasi Raih UN Nilai Tertinggi Di P.Sidimpuan

P.SIDIMPUAN (Waspada): SD Sariputra mendominasi nilai tertinggi hasil UN Tahun Ajaran 2010-2011 di Kota Padangsidimpuan, yang diumumkan di sekolah masingmasing. Demikian disampaikan Kepala Dinas Pendidikan Padangsidimpuan Abdul Rosad Lubis melalui Kepala Pendidikan Dasar Akhmad Rifai Tanjung, Senin (20/6) petang di kantornya. Dari seluruh pesrta yang terdaftar UN SD, ungkapnya, 4.266 siswa yang terdaftar, namun yang tidak ikut UN berjumlah 27 orang, jadi total seluruh peserta UN SD 4.239 orang. Namun, persentase kelulusan seluruhnya 99.37 persen, di tingkat Sumut, Kota Padangsidimpuan meraih nilai tertinggi dari 33 kabupaten dan kota. Nilai tertinggi itu diraih Cindy dari SD Sariputra dengan nilai 28,40. Di tingkat Kota Padangsidimpuan nilai tertinggi mulai dari ranking pertama hingga enam tetap diraih SD Sariputra. Untuk ranking ketujuh diraih SD Negeri 200208/ 21, Kelurahann Ujung Padang Mutia Baina Sari Sitompul dengan nilai 28,00 dan Rezi Saputra dengan nilai yang sama dan sekolah yang sama juga. Wakil Sekretaris Komisi II DPRD Kota Padangsidimpuan menyayangkan seluruh SD Negeri tidak dapat meraih lima besar nilai UN. (c13)

Syamsul Membaik ....

mendapatkan hasil medical record dokter mengenai penanganan penyakit dalam komplikasi Syamsul Arifin. “Bisa saja satu penyakit membaik, tapi penyakit yang lain bagaimana?, karena itu kita sedang menunggu medical record dari tim dokter yang menangani penyakit dalamnya,” terang Abdul Hakim. Kita baru dapat mengatakan, kesehatan Syamsul Arifin membaik apabila hasil medical record dari dokter spesialis penyakit dalam yang berbeda itu sudah diterima. “Karena dasar itu pula nanti menjadi rujukan kita termasuk tindaklanjut proses persidangan yang terhenti sementara akibat kesehatan Syamsul Arifin dapat dikatakan masuk pada tahap mengkhawatirkan,” katanya. Kekhawatiran infeksi penyakit dalam yang diderita Syamsul Arifin seperti fungsi ginjal, paru dan tekanan darah inilah yang mendorong keluarga untuk dapat dibawa berobat ke Singapura, sebagaimana yang telah diajukan kuasa hukum Syamsul Arifin pada majelis hakim yang menangani perkara dugaan korupsi APBD Pemkab Langkat saat yang bersangkutan menjadi Bupati. Menurut Abdul Hakim,

Dubes Untuk ....

pemberitahuan, langsung melakukan eksekusi,” kata dia. Marty menekankan bahwa masalah ini bukan pertama kali terjadi dan bukan hanya kepada Indonesia, tapi juga negara lain. “Di mana warga negara asing dihukum mati, telah dilaksanakan eksekusinya tanpa pemberitahuan terlebih dahulu,” sebut Marty. Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa mengatakan pemerintah Republik Indonesia

Komplek Rumah ....

Dinas Pendidkan Zulkifli Saidi dan As’ari S.Pd, M.Pd serta rombongan pegawai dinas pendidikan. Sehari sebelumnya, satu satu rumah perwira TNI di kompleks Kodim 0101/Aceh Besar yang lokasinya di depan Pendopo Gubernuran Aceh, juga musnah terbakar. (b02)

Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport. Jawaban Problem Catur: 1. Mb1+, Rh5. 2. Mh7+, Rg4. 3. Mxh3+mat.

Jawaban TTS: TTS Topik

B M I L I R S O S K D E K R K A K R I T E T A K A O R L H I P O S N S I

Politik & Hukum

T E K N O S I R K A K R A T I K I O E T S O K O I K U S N R K T I S R T R E E A U T K R I T I U R A M K R

K R A T P M U M A R N A R A T E D R E M O O K R A I T

8 1 6 9 3 7 2 4 5

5 9 2 6 8 4 7 3 1

7 4 3 1 5 2 9 8 6

9 2 8 7 1 3 6 5 4

4 3 1 5 6 9 8 2 7

6 7 5 2 4 8 1 9 3

3 8 7 4 9 6 5 1 2

1 6 4 8 2 5 3 7 9

2 5 9 3 7 1 4 6 8

Tiga Lainnya Hanyut Dan Lakalantas MEULABOH (Waspada): Khalidi, 33, mandor di perkebunan kelapa sawit milik PT Beutari tewas akibat diinjak gajah di Kec. Pante Cereumen Kab. Aceh Barat, Senin (20/6) sekira pukul 12:00. Korban warga Desa Menuang Kinco, tewas saat mengawasi pekerja menderes karet. Lokasi yang dipenuhi semak belukar membuat korban tidak mengetahui ketika ada gajah menyerangnya. “PT Beutari sebenarnya perkebunan karet, tapi mau beralih ke perkebunan sawit. Jadi kondisinya masih ada semak karena belum ditanami sawit. Mungkin korban tak melihat saat gajah keluar dari semak,” kata Ramli Geuchik Menuang Kinco kepada Waspada, Senin (20/6). Ramli mengatakan, saat peristiwa naas itu terjadi korban tidak sendiri, tapi bersama 5 pekerja lainnya. Salah seorang di antara mereka, kata Ramli, sempat ber ter iak mengusir gajah tersebut namun hewan berbelalai itu tetap menyerang. “Yang lain sudah berteriak, tapi entah kenapa, korban tidak sempat melihat kehadiran gajah di dekatnnya, sehingga tak mampu menyelamatkan,” kata Ramli. Menurut Ramli, korban mengalami luka di perut,luka robek di paha kanan akibat

tertusuk gading. Jenazah korban baru berhasil dievakuasi warga setelah gajah meninggalkan lokasi yang berjarak sekitar 2 km dari pemukiman. Sebelumnya kawanan gajah menghajar Alamsyah Bin Hamzah, 35, warga Desa Alue Buloh Kec. Kaway XVI. Korban menderita patah tulang pinggul. Beruntung korban berhasil diselamatkan ayahnya dan dilarikan ke RS Cut Nyak Dhien Meulaboh. Mengejar Layang-layang Sementara Riski Saputra, 8, pelajar kelas III Madrasah Ibtidayah Negeri (MIN) Suka Raja, Kec. Darul Makmur ditemukan tewas mengapung di daerah aliran sungai (DAS) Krueng Lamie, Senin (20/6). Jenazah korban tersangkut di antara pepohonan di sekitar lokasi korban tenggelam, Minggu (19/6). Warga Desa Tuwi Buya, Kec. Darul Makmur ini ditemukan sekitar pukul 12:30 setelah warga dibantu tim SAR melakukan pencarian 18 jam. Camat Darul Makmur, Kab. Nagan Raya, H Effendi SE, mengatakan tenggelamnya Riski Saputra diketahui setelah rekan korban yang mandi bersama, tak mengetahui keberadaannya. Dikatakan korban terjun ke sungai saat berusaha mengejar layanglayang yang putus. Pendayung Sepeda Ilyas bin Taib, 70, penda-

yung sepeda asal Desa Seuneubok Nalan, Peulimbang, Bireuen, mengembuskan nafas terakhir di RSUD dr Fauziah, Bireuen, korban tabrak lari di lintas nasional Km 186, depan SMPN kawasan Desa Seuneubok Plimbang, Minggu (19/6) sekira pukul 20.00. Kapolres Bireuen AKBP H.R Dadik Junaedi SH melalui Kapolsek Jeunib AKP Djauhari Ahmad, Senin (20/6) mengatakan, korban ditemukan warga dalam kondisi luka berat di atas badan jalan. Menurut Djauhari, pihaknya meluncur ke lokasi dan membawa korban ke Puskesmas Jeunieb, kemudian dirujuk ke RSD Dr Fauziah. Di Pintu Irigasi Sedangkan Nuzula, 7, anak dari M Nur, warga Desa Juli Paseh, Kec. Juli, Bireuen, yang masih duduk kelas II SD ditemukan tewas terapung di pintu irigasi Desa Buket Teukeuh, Kec. Kota Juang, Minggu (19/6) sekira pukul 22:30. Infor masi diper oleh, bocah malang itu bermain di kawasan irigasi Desa Juli Paseh. Tapi hingga menjelang maghrib belum kembali ke rumahnya. Orang tua korban berasama ratusan warga yang melakukan pencarian dibantu Polisi, tim RAPI, SAR, PMI menemukan Nuzula telah tewas terapung di kawasan

pintu air irigasi kawasan Desa Buket Teukuh dengan kondisi tak bernyawa lagi. Kapolres Bireuen AKBP HR Dadik Junaedi, SH melalui Kapolsek Juli Iptu Saleh Amri mengatakan, korban diduga tergelincir saat melintasi jembatan batang pinang, sepulangnya dari jambo bata milik orangtuanya. (cak/amh)

Jarum jam menunjukkan pukul 11:15 waktu Sydney, Waspada dan rombongan tiba di Chullora Resource Recycle Park, sebuah pabrik pengolahan sampah yang dikelilingi pepohonan hijau. Di dekat gerbang masuk lahan pengolahan daur ulang sampah itu ada replika sepeda berukuran raksasa di atas bukit kecil. Sepeda itu terbuat dari sampah yang disusun secara artistik. Setelah melewati gerbang security, kami telah ditunggu Garett Jones yang ditemani Inggrid. Garett adalah bagian edukasi pada perusahaan daur ulang tersebut. Dengan ramah dia kemudian membawa kami berkeliling perusahaan tersebut. ‘’Setiap hari di sini ada sekitar 600 ton sampah yang masuk dari sekira 15 sampai 20 city council (kecamatan) di Sydney. Sebanyak 95 persen di antaranya diolah, didaur ulang menjadi aneka barang keperluan sehari-hari yang siap dijual kembali,’’ kata pria Australia itu. Sampah-sampah itu diangkut secara bergantian oleh ratusan truk dari berbagai wilayah. Ada juga sampah yang diantar sendiri oleh pemiliknya Garett membawa kami ke sebuah bangunan berlantai dua yang berbatas kaca tembus pandang ke gudang besar

Swasta Daur Ulang ....

serupa hangar di bawahnya. Di sana ada mesin-mesin besar yang bersambung-sambung yang sedang mengolah sampah. Suara gemuruh mesin-mesin sampah itu ditingkahi suara traktor yang memindahkan sampah dari satu tempat ke tempat lainnya. Di tempat itu Garett menjelaskan proses daur ulang sampah dari mulai sampah kertas, sampah plastik, besi, kaca dan lainnya. ‘’Apakah penjelasan ini masuk akal,’’ tanya Garett kepada kami. Tentu saja. Teknologi daur ulang sampah seperti ini tentunya sangat membantu dalam membersihkan kota dari sampah. Lebih penting lagi adalah komitmen para pengusaha seperti Chullora Resource Recycle Park ini untuk mengoperasikan perusahaan sampah meski dengan keuntungan yang tidak besar. Di gudang besar, dengan mesin besar di sebelah ruangan kami itu cuma ada 7 orang pekerja yang bergantian shift dengan 7 pekerja lainnya paruh waktu. Kelihatannya perusahaan sangat meminimalisir biaya operasional supaya tidak terlalu besar. Ini adalah contoh yang sangat baik bagi para pengusaha di Indonesia, khususnya di Medan. Mendirikan perusahaan daur ulang sampah adalah suatu cara ideal untuk membersihkan kota dari sampah berserakan. Para pengu-

di salah satu kamar dalam apartemen. Pada saat kejadian, seluruh penghuni kamar apartemen berlantai dua itu sedang keluar. Polisi yang memeriksa kamar setelah tertangkapnya si penjahat menemukan alat-alat narkoba seperti jarum suntik, plastik kecil yang diduga tempat menyimpan bubuk narkoba tersembunyi di dalam sebuah tas hitam. Di dalamnya terdapat selebaran berbahasa Thai. Pelaku diduga adalah seorang berkewarganegaraan Thailand. H.Prabudi Said beserta rombongan yang kembali ke apartemen sekira pukul 18:00 waktu setempat mendapati pintu kamar apartemen dalam keadaan rusak dan kondisi ruangan yang berserakan. Polisi yang sudah tidak berada di tempat saat rombongan kembali telah meninggalkan secarik kertas berkop polisi New South Wales, memberitahukan bahwa telah terjadi penggerebekan siang tadi (tepatnya pukul 14:30). ‘’Dalam surat tersebut disebutkan telah terjadi pengge-

rebekan bersenjata dan polisi meminta penghuni apartemen untuk segera melapor kepada polisi kalau ada atau tidak ada barang-barang yang hilang sebagai upaya bersama memberantas kriminalitas di kota Sydney,’’ kata Erwin Siregar, salah satu peserta rombongan membaca surat polisi negara bagian New South Wales. Mendapati peristiwa tersebut, seluruh rombongan terkejut dan langsung menghubungi polisi. Dua polisi muda segera datang ke lokasi, kemudian memeriksa semua ruangan dan menanyai beberapa hal kepada rombongan tersebut. ‘’Hati-hati dalam memeriksa tas dan perlengkapan bapak ibu sekalian, mana tahu ada barang-barang si penjahat di dalamnya,’’ kata seorang polisi mengingatkan. Dari informasi polisi, diketahui si penjahat masuk ke dalam kamar apartemen melalui balkon yang pintunya tak terkunci. Si penjahat melarikan diri dari balkon apartemen yang bersebelahan saat digerebek dan melompat ke bal-

kon apartemen Pemred Waspada. Dia bersembunyi di dalam apartemen Pemred Waspada selama sekitar satu jam sebelum polisi menyelinap masuk dari pintu masuk apartemen dengan kunci T. Penjahat tidak menduga polisi datang, kemudian menyerah saat polisi membekuknya dengan todongan senjata. Penjahat sempat memasukkan handphonenya ke dalam kopor salah satu rombongan, sementara batereinya di letakkan di dalam kopor rombongan yang lain. Polisi kemudian meminta Pemred Waspada dan rombongan untuk memeriksa dengan teliti semua isi kopor untuk memastikan tidak ada barang terlarang yang dimasukkannya untuk menghilangkan barang bukti. Pemred Waspada berada di apartemen tersebut sejak Kamis 16 Juni bersama 8 orang wartawan dan aktivis lingkungan hidup dari Medan untuk meninjau pabrik daur ulang dan peternakan lembu Australia. (m07)

saha dituntut untuk ikut andil dalam membereskan masalah sampah meski dengan keuntungan yang relatif tidak terlalu besar Peran serta masyarakat Garett juga membawa kami ke sebuah gudang yang ditumpuki sampah yang bercampur baur. Di sini kami melihat beberapa kendaraan warga Sydney membawa sampahnya dan dibuang di gudang itu. Ini adalah tempat “menyetor” sampah oleh warga. Setiap 2 ton sampah yang diantarkan ke tempat ini, pemiliknya mengeluarkan uang 200 dollar Australia (sekitar Rp1,8 juta). ‘’Ini sampah yang masih dicampur (termasuk kursi dan meja) dan dikirim warga secara langsung ke tempat ini. Mereka harus membayar untuk itu,’’ kata Garett seraya menambahkan sampahsampah tersebut kemudian akan dipisahkan oleh petugas di sana. Kemudian sampah akan dibawa ke tempat daur ulang. Selanjutnya Garett membawa kami ke tempat pengiriman sampah lainnya. Di sini ada empat titik yang masingmasing titik berbeda-beda jenis sampahnya. ‘’Kalau sampah yang sudah dipilah yang dikirim ke tempat ini. Kalau yang ini dapat diantar secara gratis,’’ kata Garett. Itu artinya setiap sampah warga yang sudah dipilah dapat dibuang secara gratis di sana. Sebaliknya sampah yang dicampurbaur harus dibayar untuk membuangnya ke tempat itu. Masyarakat sejak dini telah diajarkan untuk ber-

tanggungjawab terhadap sampah yang dihasilkannya. Di Australia memang, persoalan sampah ini sudah menjadi perhatian pendidikan sejak masih di bangku sekolah dasar. Pelajar di sini telah diajarkan sejak dini untuk memilah sampah dan tidak mencampurnya menjadi satu wadah. Setiap unit apartemen atau satu rumah tangga Australia masing masing memiliki 3 jenis tempat sampah besar, masing masing berpenutup merah, kuning dan hijau. Tempat sampah berpenutup warna merah adalah untuk sampah dapur atau sampah yang bisa hancur dan melebur dengan alam. Yang berpenutup warna kuning, adalah untuk sampah daur ulang. Tempat sampah ini terbagi dua lagi, satu untuk botol, kaleng, plastik dan wadah karton susu, dan sebelahnya untuk kertas, karton, kardus, majalah dan koran bekas, cardboard. Sedangkan yang berpenutup hijau untuk sampah hijau, misalnya rumput, ranting pohon yang habis dipangkas, bunga bunga hidup yang sudah layu, dan sampah pangkasan pagar hidup. Maka setidaknya ada dua masalah krusial dalam penanggulangan sampah Sydney yang bisa dicontoh. Pertama, dari kesadaran para pengusaha untuk bermitra dengan pemerintah mengolah sampah, kedua adalah kesadaran warga untuk ikut serta memilah sampah sejak dar i rumah tangga. (Laporan lebih lengkap akan dimuat dalam waktu yang tepat).

Darsem Dipancung ....

hammad Saleh Lambhuek, Tgk Ahmad Hasballah Indrapuri, Tgk Muhammad Saman, Tgk Jakfar Hanafiyah, dan lainlain. Sisa-sisa kejayaan masa lalu Aceh di kedah masih ada sampai sekarang. Antara lain lembaga dayah tersebut makin maju meski bukan lagi putra-putra Aceh yang mengelolanya. Di Pekan Yan masih banyak orang Aceh yang berjualan. Umumnya mereka berasal dari Aceh Besar, Pidie

dan Pereulak. Pekan Yan terletak di Negeri Kedah Malaysia. Kini kota itu mayoritas Melayu, China dan Aceh. Bahasa yang berkembang juga demikian, yakni bahasa Melayu, China dan bahasa Aceh. Di daerah ini telah tercipta ukhuwah wathaniyah yang sangat baik. Mereka saling menghargai, dan tak pernah berselisih p a h a m . Me r e k a b a n g g a menjadi bangsa Malaysia. Beberapa kilometer ke selatan Pekan Yan terdapat sebuah Kampong Acheh yang penduduknya lebih kurang 2500 keluarga. Di Kampong itu juga terdapat beberapa makam ulama asal Aceh yang dikeramatkan oleh masyara-

kat setempat. Mengapa hal ini bisa terjadi? Ceritanya sebagai ber ikut; Kerajaan Kedah zaman dulu termasuk bagian dari daerah takluk Kerajaan Aceh Darussalam. Karena daerah itu terkenal makmur dan memiliki lahan pertanian yang luas, maka orang-orang Aceh banyak yang hijrah ke sana. Begitulah periode pertama. Selanjutnya periode kedua terjadi ketika penaklukkan Belanda terhadap kerajaan Aceh juga menyebabkan penduduk Yan didatangi orang Aceh. Bukan hanya saudagar dan orang biasa, tetapi juga hijrah beberapa ulama Aceh.

dinasi dan negosiasi tanpa ada tindakan, nantinya batas waktu yang ditetapkan Pemerintah Arab Saudi bisa terlewati. Karena itu, Marty meminta persetujuan DPR RI untuk bisa mencairkan dana perlindungan warga negara untuk membebaskan Darsem. Pada kesempatan tersebut, Anggota Komisi I DPR RI, Gamari Sutrisno mengatakan bahwa Komisi I DPR RI menyetujui Kemlu menggunakan anggarannya. Pada kesempatan berikutnya, kata Gamari, Kemlu harus m e l a k u k a n k o o o rd i n a s i dengan Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kemenakertrans) dan Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) yang j u g a m e m i l i k i a n g g a r an perlindungan tenaga kerja. Berdasarkan data Kemlu, saat ini ada 23 TKI di luar negeri yang menghadapi hukuman mati. (ant/aya/j04/ j07)

pihaknya masih menunggu hasil penanganan dokter, karena akan menentukan bisa tidaknya dilanjutkan persidangan pada Senin (27/6) mendatang. “Karena batas waktu pembantaran yang diberikan majelis hakim sampai Minggu (26/6). Nanti kita lihat apakah dokter bisa mengeluarkan rekomendasi kesehatan Syamsul Arifin untuk menghadiri persidangan. Kalau rekomendasi dokter belum memberikan kesanggupan, tentu kami kuasa hukum akan kembali meminta majelis hakim untuk kembali memperpanjangan pembantaran ini,” terangnya. Proses persidangan terdakwa (Syamsul Arifin) tertunda akibat serangan jantung yang dialami terdakwa pada Jumat (27/5) lalu. Mantan Bupati Langkat itu dilarikan ke RS Jantung Harapan Kita dari Rutan Salemba, Jakarta, sejak dia ditahan pada Jumat 22 Oktober 2010 lalu. Pasca operasi kateter, Syamsul Arifin sempat mengalami koma akibat infeksi pada paru, ginjal dan tekanan darah, sehingga pria kelahiran Medan 25 September 1952 itu dipindahkan ke RS Abdi Waluyo, Menteng, Jakarta pada Kamis (9/6), guna penanganan infeksi penyakit dalam dari dokter spesialis. (j02) akan menyampaikan protes kepada Kerajaan Arab Saudi. Protes itu dikarenakan tidak adanya pemberitahuan dari pemerintah Arab Saudi kepada pemerintah Indonesia terkait hukuman pancung yang diterima oleh Ruyati, TKI asal Bekasi, Jawa Barat itu. “Kita akan menyampaikan protes ke Arab Saudi karena mereka melaksanakan hukuman tersebut tanpa terlebih dahulu memberitahu kepada perwakilan, dan ini bukan pertama kalinya. Negara lain pun mengalami hal yang sama seperti India, Nigeria. Ini yang dikeluhkan oleh berbagai negara,” kata Marty.

Polisi Australia ....

A R I S T O T E K Resiko Menjadi .... R negeri, Sumatra, Ma-laya, Thailand dan Kaliman-tan. A Putra Aceh jebolan dayah R A T di Pekan Yan Kedah yang terR kenal antara lain, Teungku U Umar bin Auf, Tgk H. Hasan I S I Kruengkalee, Teungku Mu-

Jawaban Sudoku:

Mandor Perkebunan Tewas Diinjak Gajah

***

pengadilan di Arab Saudi. Darsem telah dimaafkan oleh keluarga majikan yang salah satu anggota keluarganya telah dibunuh, namun Darsem harus membayar denda sebesar Rp4,6 miliar agar bisa bebas. Pada kesempatan tersebut, Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa meminta dukungan dan persetujuan dari DPR untuk membebaskan Darsem, TKI yang menghadapi hukum mati di Arab Saudi. “Kemlu telah melakukan upaya untuk membebaskan Darsem dari hukuman mati, tapi upaya tersebut masih belum optimal karena waktunya sangat singkat. Kemlu meminta persetujuan DPR RI untuk menggunakan dana perlindungan warga negara di Kemlu untuk membebaskan Darsem,” katanya. Menurut dia, persoalan Darsem ini adalah persoalan sensitif dan mendesak. Kami khawatir kalau terus berkoor-

Tabrak Ikan Paus ....

diterpa ombak dan saat terhempas seekor ikan paus tibatiba muncul dari dari bawah kapal,” ujar Wakil Komandan Marinir Queensland, Tony Hawkins kepada para wartawan. “Itu merupakan kerusakan paling parah yang pernah saya lihat selama 30 tahun dan diperkirakan membutuhkan sekira A$70.000 hingga A$100.000 (Rp500 - Rp700 juta) untuk memperbaikinya. “Untungnya tidak ada yang tercampak ke laut atau mengalami luka serius. Ke-

Ibu RT Ditemukan Tewas Gantung Diri P A N D A N , Ta p t e n g ( Waspada): Iperisma boru Tampubolon, 46, penduduk Lorong II, Kelurahan Aek Tolang, Kecamatan Pandan, Kabupaten Tapanuli Tengah, istri dari Hendra Batubara, Senin (20/6) ditemukan tewas dalam posisi tergantung di kamar mandi rumahnya. Informasi yang dihimpun Waspada di lokasi kejadian, jasad korban pertama kali ditemukan adiknya Dame Silaen setelah suami korban memanggil korban tidak menyahut. Di lokasi kejadian selain ditemukan korban yang sudah tewas tergantung dengan kain selendang dengan lidah menjulur keluar, juga ditemukan kursi plastik. Guna penyelidikan lebih lanjut mayat korban dibawa ke RSUD Pandan guna dilakukan otopsi. (a23)

amanan dan ketahanan kapal itu tak diragukan lagi setelah selamat dari insiden itu.” Kapal mengalami kerusakan parah di bagian haluan dan harus berlayar mundur dan kembali ke pangkalan untuk menghindari kemasukan air dan tenggelam. Salah seorang kru mengalami cedera bahu dan seorang lainnya menderita luka di bagian wajah. Namun, pihak berwenang tidak mengetahui seberapa besar cedera yang dialami ikan raksasa jenis paus bungkuk tersebut. (st/rzl)

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

Hukuman Terdakwa Korupsi TPAPD Tapsel Berkurang Setahun

P.SIDIMPUAN (Waspada): Hukuman penjara bagi terdakwa perkara korupsi Tunjangan Pendapatan Aparatur Pemerintahan Desa (TPAPD) Tapanuli Selatan tahun 2005 sebesar Rp1.590.944.500, Amrin Tambunan, berkurang satu tahun dari vonis majelis hakim di Pengadilan Negeri Padangsidimpuan. Pasalnya, majelis hakim Pengadilan Tinggi Medan yang memeriksa memori banding perkara No:224/PID/2011/ PT-MDN tertanggal 24 Mei 2011 itu sepakat untuk menjatuhkan vonis 2 tahun penjara saja kepada mantan Pemegang Kas Sekeretariat Daerah Pemkab Tapsel tersebut. “Memori banding atas hukuman penjara 3 tahun yang ditetapkan majelis hakim PN Padangsidimpuan diterima hakim PT Medan. Klien kita Amrin Tambunan divonis 2 tahun atau berkurang setahun dari sebelumnya,” kata kuasa hukum Amrin, Erfi J Samudra Dalimunthe dan Dipo Alam Siregar, Senin (20/6). Disebutkan, majelis hakim PT Sumut yang memeriksa memori banding perkara korupsi itu diketuai Saut H Pasaribu, dengan anggota H Kresna Menon dan H Moch Djoko dengan Panitera Pengganti Mutiara Simamora. “Ini mengartikan bahwa majelis hakim PT Medan menerima memori banding kita,” tambah Erfi J Samudera sembari menyebut relas pemberitahuan putusan banding tersebut sampai ke tangan mereka Rabu (8/6) dan kemudian mengambil putusan aslinya ke PN Padangsidimpuan. (a27)

Sulit Pulangkan....

Namun demikian, pemerintah tetap, berupaya memulangkan jenazah TKI asal Bekasi tersebut. “Kami terus coba apakah ada peluang,” kata dia. Marty mengungkapkan, sistem dan praktik hukum di Arab Saudi sudah lama mendapat sorotan dunia internasional. “Memang sistem hukum atau pengadilan di Arab Saudi banyak tantangan, beda kultur harus jadi perhatian kita. Praktik di Arab tidak memungkinkan semua dapat akses. Amnesti internasional punya data pengabaian hak terpidana,” katanya. Santunan Rp97 Juta Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) telah menghimpun dana sebesar Rp97.325.600 untuk diserahkan pada kepada keluarga almarhumah Ruyati, asal Kampung Ceger Rt 003/01, Desa Sukadarma, Kecamatan Sukatani, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat yang mengalami hukuman pancung di Arab Saudi, Sabtu (18/6).

“Dana tersebut merupakan pembayaran klaim asuransi untuk ahli waris almarhumah berikut uang duka dari Perusahaan Asuransi TKI, PT Mitra Dana Sejahtera masingmasing Rp45 juta dan Rp20 juta, ditambah uang duka dari PT Dasa Graha Utama, perusahaan jasa TKI yang menempatkan almarhumah sebesar Rp10 juta, serta penggantian tujuh bulan gaji Ruyati yang belum dibayar Rp12.325.600,” jelas Kepala BNP2TKI Moh Jumhur Hidayat di Jakarta, Senin (20/6). Selain itu, tambah Jumhur, terdapat santunan dari BNP2TKI dan Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi dengan total Rp10 juta. (vvn/aya/j04/j07)

Polsek Pinang Sori ....

ber hasil diamankan dari tersangka masing-masing uang Rp25 juta dan 15 kartu ponsel. Kapolres Tapteng menambahkan pihaknya masih melakukan pengejaran satu orang tersangka lagi yang sempat melarikan diri. (a23)

Warga Korban ....

truktur, seperti rumah penduduk, sekolah, jalan, rumah ibadah dan lain-lain. Sebab Taput juga masih masuk wilayah Sumut dan cakupan NKRI,” kata dia. H Sitompul, warga korban gempa menyebutkan, ketidakhadiran Plt Gubsu ke Pahae juga menjadi catatan bagi masyarakat Taput. Sebab seorang bapak pemerintahan tidak “peduli’ sangat tidak etis. (c12)

Duda Dan ....

korban yang kebanyakan terbuat dari karet termasuk zat mudah terbakar jenis tiner yang digunakannya. Asap dari komputer dan alat-alat kerja yang terbakar terhirup korban dan kedua anaknya. Polsek Seribudolok yang menerima informasi kejadian itu segera datang tempat dan melakukan penyelidikan. Sedangkan korban bersama kedua anaknya dibawa ke RSU Bethesda, Saribudolok guna keperluan visum. Kapolres Simalungun AKBP M. Agus Fajar H, SIK saat dikonfirmasi melalui Kasubbag Humas AKP Sulaiman Simanjuntak dan Kasat Reskrim AKP Nasrun Pasaribu, SIK, Senin (20/6) menyebutkan dugaan sementara tiga korban tewas akibat terhirup asap. (a30)

Eriq Menyerah ....

penjelasan. “Saya tidak yakin kalau Pak Manaf mengetahui Eriq itu perempuan akan dinikahkannya dengan Dian. Saya benar-benar tidak yakin Pak Manaf mau melakukan itu, tapi karena ada data administrasi NA dari Datok Penghulu Kampung Bukit Rata dan ada saksi-saksi yang hadir pada acara pernikahan itu, maka Pak Manaf menikahkan Eriq dengan Dian. Jadi yang paling bertanggungjawab adalah perangkat Desa Bukit Rata dan saksi-saksi yang hadir,” tegas Helmi. Bahkan, lanjut Helmi, ketika dilakukan ijab kabul entah kenapa sedikit pun Ka. KUA Kec. Rantau tidak merasa curiga. Itu terjadi mungkin karena memang sudah ada data administrasi NA dari Datok Penghulu Kampung Bukit Rata dan saksi-saksi serta ada orang tua Dian. Ka. Kantor Kementerian Agama Kab. Aceh Tamiang itu juga menegaskan, pernikahan antara Eriq dengan Dian batal demi hukum karena dalam ajaran Islam tidak dibenarkan perempuan menikahi perempuan, tidak dibenarkan lakilaki menikahi laki-laki. “Mana boleh perempuan menikahi perempuan, itu sangat dilarang dalam agama Islam, tidak dibenarkan lesbian dalam ajaran agama Islam,” tegas Helmi. (b24)

Simanungkalit mintaPlt Gubsu turun langsung ke Pahae, agar dapat melihat secara dekat akibat dari gempabumi yang melanda warga disana. Sehingga apa yang menjadi kebutuhan masyarakat seperti sandang, pangan, kesehatan, dapat diakomodir secara cepat. “Gubsu jangan hanya menerima laporan dari pejabat daerah atas kerusakan infrasWarga akhirnya mendobrak pintu dapur rumah korban dan asap tebal langsung menyerang warga dan ibu korban menghindar. Ketika asap mulai menipis, warga bersama ibu korban masuk ke dalam rumah dan mencari korban. Ternyata, ketiganya tewas di depan pintu kamar. Hasil penyelidikan sementara, korban baru pulang ke rumahnya pukul 01:00 dinihari sesudah memasang stiker bus milik tetangganya. Lalu, korban masih tetap bekerja di rumah menggunakan komputernya dan pukul 05:00 terdengar ledakan dari dalam rumah korban. Ledakan itu diduga dari komputer yang mengalami korsleting dan percikan apinya mengenai alat-alat kerja Akhirnya Eriq didampingi orangtua dan abang iparnya datang ke Polres menyerahkan diri, Senin. “Kami belum tahu motifnya menikahi Dian karena Eriq masih menjalani pemeriksaan,” tegas Imam Asfali. Sedangkan Datok Penghulu Kampung Bukit Rata, Kec. Kejuruan Muda, Hermansyah yang disebut-sebut mengeluarkan NA (Nota Akad) nikah untuk Eriq, ketika dikonfirmasi, Senin, mengaku belum bisa memastikan siapa yang menerbitkan NA untuk Eriq. “Sa y a b e l u m s e m p a t mengecek ke KUA Rantau karena saya tadi pagi dipanggil ke Polres Aceh Tamiang,” kata Hermansyah. Begitupun, ungkap Hermansyah, Imam Dusun Mawar, Syamsul melaporkan kepadanya sudah ke kantor KUA Kec. Rantau. “Tapi kata Pak Imam Syamsul di sana tidak ada datanya. Ini sangat aneh, sebab disebut-sebut Eriq menikah di KUA Rantau,” kata Hermansyah. Sementara Ka. Kantor Kementerian Agama Kab. Aceh Tamiang, HT Helmi, SmHK, S.Ag ketika dikonfir masi mengaku terkejut membaca berita ada perempuan menikahi perempuan. Helmi menyatakan akan memanggil Ka. KUA Kec. Rantau, Manaf untuk dimintai


Berita Utama

A2 Korban Gempa Harapkan Kedatangan Plt Gubsu

Filipina Bebaskan ...

PTPN III Kirim Bantuan Dua Truk TARUTUNG (Waspada) : Warga korban gempa bumi di Luat Pahae, Kab. Tapanuli Utara mengharapkan Plt Gubsu Gatot Pujonugroho meluangkan waktu mengunjungi mereka. Menurut warga, sejumlah pejabat baik pusat dan daerah telah turun ke daerah itu untuk memberikan bantuan dan katakata penghiburan. Selain pejabat negara, pengusaha asal Sumut dari berbagai daerah di Indonesia termasuk Jakarta banyak yang peduli. Di antaranya Menteri Kesra Agung Laksono, sejumlah anggota DPRD Sumut, pejabat TNI, tokoh dan pimpinan partai politik, pimpinan BUMN danBUMD,sejumlahbupati/wali kota tetangga, para pengusaha dan organisasi masyarakat. Namun, pimpinan daerah Sumut, Gatot Pujonugroho, selaku pelaksana tugas Gubsu, hingga Senin (20/6) belum mengunjungi wilayah gempa itu. ‘’ Padahal kami korban gempa sangat mengharapkan kedatangan Plt Gubsu untuk melihat secara langsung apa yang terjadi menimpa warganya di Taput,’’ kata anggota DPRD Taput Charles Simanungkalit, di Tarutung, (Senin 20/6). Simanungkalit mintaPlt Gubsu turun langsung ke Pahae, agar dapat melihat secara dekat akibat dari gempabumi yang melanda warga disana. Sehingga apa yang menjadi kebutuhan masyarakat seperti sandang, pangan, kesehatan, dapat diakomodir secara cepat. “Gubsu jangan hanya menerima laporan dari pejabat daerah atas kerusakan infrastruktur,

seperti rumah penduduk, sekolah, jalan, rumah ibadah dan lain-lain. Sebab Taput juga masih masuk wilayah Sumut dan cakupan NKRI,” kata dia. H Sitompul, warga korban gempa menyebutkan, ketidakhadiran Plt Gubsu ke Pahae juga menjadi catatan bagi masyarakat Taput. Sebab seorang bapak pemerintahan tidak “peduli’ sangat tidak etis. PTPN III Bantu Sementara itu, Senin (20/6) di halaman kantor Direksi PTPN III Medan diberangkatkan dua buah truk berisi bahan makanan (mie instan 500 kotak, susu kental 2000 kaleng) dan 800 lembar selimut untuk korban gempa di empat kecamatan yaitu di Kecamatan Pahae Jae Simangumban, Pahae Julu dan Purbatu, Kab. Taput. Menurut Kepala Bagian Kemitraan dan Bina Lingkungan Sunardiono, SE, MSc, total bantuan pertama sekitar Ro 100 juta, dan akan ditambah sesuai dengan kebutuhan di lapangan. Direktur SDM Rachmat Prawira Kesumah, SE, MM, yang melepas keberangkatan kedua truk mengatakan PTPN III senantiasamemberikanperhatianpada setiap musibah. “Bantuan tidak hanya kepadaTapanuli Utara, namun juga pada Sumatera Barat, Aceh, Warior, Jogjakarta dan lain-lain,” katanya. Dana bantuan yang diberikan itu berasal dari dana Bina Lingkungan yang terangkum dalam Program Kemitraan dan Bina Lingkungan PTPN III yang diperoleh dari laba perusahaan setiap tahunnya. (c12/m05)

Waspada/Surya Efendi

TAHLILAN BUAT RUYATI: Para pengurus PPP Sumut dan Medan menggelar tahlilan dan doa untuk Ruyati, TKW yang dipancung di Arab Saudi. Tahlilan digelar di kantor DPW PPP Sumut Jl. Raden Saleh Medan, Senin (20/6) malam.

Duda Dan 2 Anaknya Tewas Hirup Asap P. SIANTAR (Waspada): Seorang duda, Handoko, 45, dan dua anaknya Nining, 13, dan Barata, 10, warga Kel Seribudolok, Kec Silimakuta, Kab Simalungun tewas setelah terhirup asap akibat kebakaran kecil disebabkan korsleting computer di rumahnya. Keterangan dihimpun dan informasi dari Polres Simalungun, Senin (20/6), ketiga korban

Kasus Jeruk Makan Jeruk

Eriq Menyerahkan Diri Ke Polisi KUALASIMPANG (Waspada): Kasus jeruk makan jeruk (perempuan menikahi perempuan,red) berakhir di polisi. Eriq alias Sri, 22, warga Desa Tanjung Karang, Kec. Karang Baru, Kab. Aceh Tamiang yang mengaku sebagai laki-laki untuk menikahi Dian, 22, janda muda beranak dua warga Desa Paya Bedi, Kec. Rantau, Kab. Aceh Tamiang di Kantor Urusan Agama (KUA) Kec.Rantau, Senin(20/6)menyerahkandirikePolresAcehTamiang. “Memang benar Eriq atau Sri telah menyerahkan diri ke Polres Aceh Tamiang, Senin (20/6),” ungkap Kapolres Aceh Tamiang, AKBP Drs Armia Fahmi kepada Waspada melalui telefon selular. Kata Kapaolres, data lengkap agar menghubungi Kasat Reskrim, AKP Imam Asfali, S.Ik. Sementara Kasat Reskrim AKP Imam Asfali, menyatakan sejak adanya laporan kasus tersebut, pihaknya berupaya mencari Eriq. Pada Minggu (19/6), dia mendatangi rumah orang tua Eriq di Petojo, Tanjung Karang, Karang Baru. “Ternyata Eriq tidak ada di rumah orangtuanya itu,” ungkap Kasat Reskrim. Menurut Kasat Reskrim, ketika bertemu orangtuanya, dia menyarankan agar Eriq menyerahkan diri, supaya kasus ini bisa jelas dan tuntas. “Kalau dia tidak menyerah tentu akan terus dicari Polisi. Ternyata saran kami didengar orangtuanya,” ujar Imam Asfali. Akhirnya Eriq didampingi orangtua dan abang iparnya datang ke Polres menyerahkan diri, Senin. “Kami belum tahu motifnya menikahi Dian karena Eriq masih menjalani pemeriksaan,” tegas Imam Asfali. (b24)

Waspada/Ist

DUA truk bantuan bahan makanan dan selimut untuk korban gempa di Kab, Taput siap diberangkatkan, Senin (20/6).

Darsem Dipancung ... Pada kesempatan tersebut, Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa meminta dukungan dan persetujuan dari DPR untuk membebaskan Darsem, TKI yang menghadapi hukum mati di Arab Saudi. “Kemlu telah melakukan upaya untuk membebaskan Darsem dari hukuman mati, tapi upaya tersebut masih belum optimal karena waktunya sangat singkat. Kemlu meminta persetujuan DPR RI untuk menggunakan dana perlindungan warga negara di Kemlu untuk membebaskan Darsem,” katanya. Menurut dia, persoalan Darsem ini adalah persoalan sensitif dan mendesak. Kami khawatir kalau terus berkoordinasi dan negosiasi tanpa ada tindakan, nantinya batas waktu yang ditetapkan Pemerintah Arab Saudi bisa terlewati. Karena itu, Marty meminta persetujuan DPR RI untuk bisa mencairkan dana perlindungan warga negara untuk membebaskan Darsem.

Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport. Jawaban Problem Catur: 1. Mb1+, Rh5. 2. Mh7+, Rg4. 3. Mxh3+mat.

Jawaban TTS: TTS Topik

B M I L I R S O S K D E K R K A K R I T E T A K A O R L H I P O S N S I

Politik & Hukum

T E K N O S I R K A K R A T I K I O E T S O K O I K U S N R K T I S R T R E E A U T K R I T I U R A M K R

K R A T P M U M A R N A R A T E D R E M O O K R A I T

A R I S T O T E K R A R A T R U I S I

Jawaban Sudoku:

8 1 6 9 3 7 2 4 5

5 9 2 6 8 4 7 3 1

7 4 3 1 5 2 9 8 6

9 2 8 7 1 3 6 5 4

4 3 1 5 6 9 8 2 7

6 7 5 2 4 8 1 9 3

3 8 7 4 9 6 5 1 2

1 6 4 8 2 5 3 7 9

2 5 9 3 7 1 4 6 8

Pada kesempatan tersebut, Anggota Komisi I DPR RI, Gamari Sutrisno mengatakan bahwa Komisi I DPR RI menyetujui Kemlu menggunakan anggarannya. Pada kesempatan berikutnya, kata Gamari, Kemlu harus melakukan kooordinasi dengan Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kemenakertrans) dan Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) yang juga memiliki anggaran perlindungan tenaga kerja. Berdasarkan data Kemlu, saat ini ada 23 TKI di luar negeri yang menghadapi hukuman mati. (aya/j04/j07/m11)

Ada-ada Saja ... “Itu merupakan kerusakan paling parah yang pernah saya lihat selama 30 tahun dan diperkirakan membutuhkan sekira A$70.000 hingga A$100.000 (Rp500 - Rp700 juta) untuk memperbaikinya. “Untungnya tidak ada yang tercampak ke laut atau mengalami luka serius. Keamanan dan ketahanan kapal itu tak diragukan lagi setelah selamat dari insiden itu.” Kapal mengalami kerusakan parah di bagian haluan dan harus berlayar mundur dan kembali ke pangkalan untuk menghindari kemasukan air dan tenggelam. Salah seorang kru mengalami cedera bahu dan seorang lainnya menderita luka di bagian wajah. Namun, pihak berwenang tidak mengetahui seberapa besar cedera yang dialami ikan raksasa jenis paus bungkuk tersebut. (st/rzl)

ditemukan dalam keadaan tidak bernyawa dekat pintu kamar, Minggu (19/6) pukul 06:30. Mereka diketahui tewas setelah tetangga korban melihat asap tebal mengepul dari dapur rumah. Saat bersamaan, orang tua Handoko yang tinggal berlainan rumah, datang dan menggedor-gedor pintu depan, namun tidak dibuka. Warga akhirnya mendobrak

Mandor Kebun ... semak,” kata Ramli Geuchik Menuang Kinco kepada Waspada, Senin (20/6). Ramli mengatakan, saat peristiwa naas itu terjadi korban tidak sendiri, tapi bersama 5 pekerja lainnya. Salah seorang di antara mereka, kata Ramli, sempat berteriak mengusir gajah tersebut namun hewan

Irak Buru ... uang minyak yang diambil dari Dana Pembangunan Irak (DFI) di tahun 2004 dan hilang menyusul situasi kacau setelah invasi dilakukan. “Semua indikasi menunjukkan bahwa beberapa institusi AS melakukan korupsi keuangan dengan mencuri uang rakyat Irak, yang dialokasikan untuk membangun Irak, dan jumlahnya sekitar AS$17 miliar,” begitu bunyi surat yang dikirim ke PBB disertai laporan terdiri

Bupati Langkat ... Kalimantan Timur , Rabu (22/6). Kita sudah menerima pemberitahuan dari Sekjen Menteri Pertanian RI melalui faksimil dan Bupati Langkat merupakan satu-satunya Kepala Daerah seSumut mendapatkan penghargaan yang akan diserahkan langsung oleh Presiden RI di Kaltim,kata Kabag Humas Pemkab Langkat H Syahrizal menjelaskan di Stabat, Senin (20/6).

Swasta Daur Ulang ... tanya Garett kepada kami. Tentu saja. Teknologi daur ulang sampah seperti ini tentunya sangat membantu dalam membersihkan kota dari sampah. Lebih penting lagi adalah komitmen para pengusaha seperti Chullora Resource Recycle Park ini untuk mengoperasikan perusahaan sampah meski dengan keuntungan yang tidak besar. Di gudang besar, dengan mesin besar di sebelah ruangan kami itu cuma ada 7 orang pekerja yang bergantian shift dengan 7 pekerja lainnya paruh waktu. Kelihatannya perusahaan sangat meminimalisir biaya operasional supaya tidak terlalu besar. Ini adalah contoh yang sangat baik bagi para pengusaha di Indonesia, khususnya di Medan. Mendirikan perusahaan daur ulang sampah adalah suatu cara ideal untuk membersihkan kota dari sampah berserakan. Para pengusaha dituntut untuk ikut andil dalam membereskan masalah sampah meski dengan keuntungan yang relatif tidak terlalu besar Peran serta masyarakat Garett juga membawa kami ke sebuah gudang yang ditumpuki sampah yang bercampur baur. Di sini kami melihat beberapa kendaraan warga Sydney membawa sampahnya dan dibuang di gudang itu. Ini adalah tempat“menyetor” sampah oleh warga. Setiap 2 ton sampah yang diantarkan ke tempat ini, pemiliknya mengeluarkan uang 200 dollar Australia (sekitar Rp1,8 juta). ‘’Ini sampah yang masih dicampur (termasuk kursi dan meja) dan dikirim warga secara langsung ke tempat ini. Mereka harus membayar untuk itu,’’ kata Garett seraya menambahkan sampahsampah tersebut kemudian akan dipisahkan oleh petugas di sana. Kemudian sampah akan dibawa ke tempat daur ulang. Selanjutnya Garett membawa kami ke tempat pengiriman

pintu dapur rumah korban dan asap tebal langsung menyerang warga dan ibu korban menghindar. Ketika asap mulai menipis, warga bersama ibu korban masuk ke dalam rumah dan mencari korban. Ternyata, ketiganya tewas di depan pintu kamar. Hasil penyelidikan sementara, korban baru pulang ke rumahnya pukul 01:00 dinihari sesudah memasang stiker bus milik tetangganya. Lalu, korban masih tetap bekerja di rumah menggunakan komputernya dan pukul 05:00 terdengar ledakan dari dalam rumah korban. Ledakan itu diduga dari komputer yang mengalami korsleting dan percikan apinya mengenai alat-alat kerja korban yang kebanyakan terbuat dari karet termasuk zat mudah terbakar jenis tiner yang digunakannya. Asap dari komputer dan alat-alat kerja yang terbakar terhirupkorbandankeduaanaknya. Polsek Seribudolok yang menerima informasi kejadian itu segera datang tempat dan melakukan penyelidikan. Sedangkan korban bersama kedua anaknya dibawa ke RSU Bethesda, Saribudolok guna keperluan visum. Kapolres Simalungun AKBP M. Agus Fajar H, SIK saat dikonfirmasi melalui Kasubbag Humas AKP Sulaiman Simanjuntak dan Kasat Reskrim AKP Nasrun Pasaribu, SIK, Senin (20/6) menyebutkan dugaan sementara tiga korban tewas akibat terhirup asap.(a30)

berbelalai itu tetap menyerang. “Yang lain sudah berteriak, tapi entah kenapa, korban tidak sempat melihat kehadiran gajah di dekatnnya, sehingga tak mampu menyelamatkan,” kata Ramli. Menurut Ramli, korban mengalami luka di perut,luka robek di paha kanan akibat tertusuk gading. Jenazah korban baru berhasil dievakuasi warga

setelah gajah meninggalkan lokasi yang berjarak sekitar 2 km dari pemukiman. Sebelumnya kawanan gajah menghajar Alamsyah Bin Hamzah, 35, warga Desa Alue Buloh Kec. Kaway XVI. Korban menderita patah tulang pinggul. Beruntung korban berhasil diselamatkan ayahnya dan dilarikan ke RS Cut Nyak Dhien Meulaboh. (cak/amh)

dari 50 halaman. Komite itu menyebut hilangnya uang tersebut sebagai ‘kejahatan keuangan’, namun resolusi DK PBB menghalangi Irak mengajukan klaim terhadap AS. “Komite kami memutuskan untuk mengirim masalah ini kepada Anda..untuk menyelidikinya dan mengembalikan uang yang dicuri itu,” begitu bunyi surat tersebut, salinannya diterima Reuters. DFI didirikan tahun 2003 atas permintaan Otoritas Sementara Koalisi (CPA), badan

AS pimpinan Paul Bremer yang memimpin Irak setelah invasi. Dana itu seyogyanya digunakan untuk membayar gaji dan pesangon pegawai pemerintah Irak dan untuk mendanai proyek pembangunan. Tahun 2004, pemerintah mantan Presiden AS George W. Bush mengirimkan miliaran dolar uang tunai ke Irak. Uang itu berasal dari hasil penjualan minyak Irak, dana tambahan dari program minyak untuk pangan PBB dan asset Irak yang disita. (m23)

Keberhasilan Bupati Langkat H Ngogesa Sitepu tersebut berdasarkan usulan KTNA Kabupaten Langkat yang mendapat rekomendasi dari KTNA Provinsi. Terhadap adanya usulan tersebut Menteri Pertanian didampingi Sekretariat Negara melakukan peninjauan langsung ke Kabupaten Langkat beberapa waktu lalu. Pada sub sektor pertanian tanaman pangan, program kebijakan yang dilakukan dalam kurun waktu 2 tahun lebih ke-

pemimpinan Ngogesa antara lain, peningkatan luas areal irigasi di Kecamatan Batang Serangan, Selesai, Kuala, Sirapit dan Tanjung Pura. Meningkatnya ketahanan pangan yang dibuktikan dengan peningkatan hasil produksi padi. Selain itu atensi beliau terhadap pembinaan dan penyuluhan kepada petani melalui pertemuan rutin yang dilakukan oleh penyuluh pertanian, peningkatan pembangunan sarana dan prasarana pertanian, ujar Rizal. (a01)

sampah lainnya. Di sini ada empat titik yang masing-masing titik berbeda-beda jenis sampahnya. ‘’Kalau sampah yang sudah dipilah yang dikirim ke tempat ini. Kalau yang ini dapat diantar secara gratis,’’ kata Garett. Itu artinya setiap sampah warga yang sudah dipilah dapat dibuang secara gratis di sana. Sebaliknya sampah yang dicampurbaur harus dibayar untuk membuangnya ke tempat itu. Masyarakat sejak dini telah diajarkan untuk bertanggungjawab terhadap sampah yang dihasilkannya. Di Australia memang, persoalan sampah ini sudah menjadi perhatian pendidikan sejak masih di bangku sekolah dasar. Pelajar di sini telah diajarkan sejak dini untuk memilah sampah dan tidak mencampurnya menjadi satu wadah. Setiap unit apartemen atau satu rumah tangga Australia masing masing memiliki 3 jenis tempat sampah besar, masing masing berpenutup merah, kuning dan hijau. Tempat sampah berpenutup warna merah adalah untuk sampah dapur atau sampah yang bisa hancur dan melebur dengan alam. Yang berpenutup warna kuning, adalah untuk sampah daur ulang. Tempat sampah ini terbagi dua lagi, satu untuk botol, kaleng, plastik dan wadah karton susu, dan sebelahnya untuk kertas, karton, kardus, majalah dan koran bekas, cardboard. Sedangkan yang berpenutup hijau untuk sampah hijau, misalnya rumput, ranting pohon yang habis dipangkas, bunga bunga hidup yang sudah layu, dan sampah pangkasan pagar hidup. Maka setidaknya ada dua masalah krusial dalam penanggulangan sampah Sydney yang bisa dicontoh. Pertama, dari kesadaran para pengusaha untuk bermitra dengan pemerintah mengolah sampah, kedua adalah kesadaran warga untuk ikut serta memilah sampah sejak dari rumah tangga. (Laporan lebih lengkap akan dimuat dalam waktu yang tepat).

Pria itu sebelumnya sudah dijatuhi hukuman pancung pada sidang pengadilan November 2009. “Pada Februari 2008, dia ditangkap aparat Saudi setelah menerima paket pos yang berisi shabu,” demikian penjelasan Deplu Filipina, yang dikutip ABS-CBN. Namun, melalui perwakilan diplomatik di Saudi, pemerintah Filipina tidak menganggap enteng vonis atas warganya itu. Maka, diungkapkan bahwa Kedubes Filipina saat itu langsung mengajukan banding kepada pengadilan kasasi. “Berdasarkan banding yang disiapkan Kedubes dengan bantuan penasehat hukum, dua anggota majelis hakim akhirnya mengurangi bobot hukuman, dari mati menjadi pen-

Syamsul Arifin ... Kita baru dapat mengatakan, membaiknya Syamsul Arifin, kata Abdul Hakim, apabila hasil medical record dari dokter spesialis penyakit dalam yang berbeda itu sudah diterima. “Karena dasar itu pula nanti menjadi rujukan kita termasuk tindaklanjut proses persidangan yang terhenti sementara akibat kesehatan Syamsul Arifin dapat dikatakan masuk pada tahap mengkhawatirkan,” katanya.

Hakim Sarankan ... “ Pengadilan akan sediakan pengacara dibiayai negara untuk saudara, tapi syaratnya terdakwa harus membuat surat permohonan dengan melampirkan keterangan tidak mampu dari instansi terkait, “ kata Sugiyanto. Sugiyanto menegaskan, surat permohanan tidak mampu terdakwa harus sudah sampai ke tangan panitera pengganti sebelum 30 Juni 2011. “Sebelum Kamis depan, surat saudara sudah kami terima, silahkan suruh keluarga mengurus surat keterangan tidak mampu, sebab terdakwa kan berada di tahanan,“ katanya. Setelah apa disampaikan majelis hakim dipahami terdakwa, agenda sidang dilanjutkan dengan pembacaan dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU) dari Kejari Binjai. Hal itu,juga atas permintaan terdakwa. JPU , FKJ Sembiring SH dalam dakwaanya menyebutkan, terdakwa selaku Direktur CV Lancang Kuning menyerahkan dokumen-dokumen perusahaan ke Sentot Prawira Dirja (berkas terpisah) dengan mak-

Pengumuman UN ... SD dan Pra Sekolah, Drs Abdul Johan, siswa SD di Medan lulus 100 persen, dengan jumlah peserta mencapai 41.799 siswa. Sedangkan Kepala Unit Pelaksana Teknis (KUPT) Medan Amplas, Sadariah SH menyampaikan jumlah peserta ujian di sana mencapai 1.797 siswa lulus 100 persen. Demikian pula di kecamatan. Pantauan di berbagai sekolah suasana pengumuman nampak ramai.Orang tua siswa antusias menanti saat pengumuman, seperti di SD Harapan Medan, SDN 060884 Jalan Gajah Mada Medan, SD Swasta Harapan, SD Percontohan Jalan Sei Petani Medan. Tetapi di SDN 060902 Jalan Mangkubumi pengumuman UN nampak sepi. Bahkan hasil kelulusan siswa ditempelkan saja di pintu kepala sekolah di secarik kertas. “Wajar saja sepi, siswa di sekolah ini sangat sedikit. Kalau tidak salah hanya 8 saja yang kelas 6. Mungkin orang tua siswapun belum datang,”kata seorang pemuda yang berada di dekat sekolah ini saat ditanya mengapa suasana pengumuman UN tidak meriah seperti di sekolah lainnya.

WASPADA Selasa 21 Juni 2011 jara 15 tahun. Terpidana juga harus mendapat cambukan sebanyak 15 kali dan karama [denda] sebesar 100.000 riyal,” demikian ungkap Deplu Filipina. Kedubes memastikan hakhak pekerja Filipina yang terjerat masalah hukum itu tetap dihormati selama peradilan berlangsung. Namun, Pemerintah Filipina tidak langsung berpuas diri setelah bobot hukuman atas si pekerja berkurang. Kedubes Filipina mengajukan nama terpidana ke dalam daftar pengampunan kepada Raja Saudi, yang juga berstatus Penjaga Dua Masjid Suci, Abdullah bin Abdulaziz al Saud. “Upaya Kedubes itu akhirnya diluluskan. Muncul perintah bahwa dia harus dibebaskan setelah menjalani hukuman penjara selama tiga tahun,” ungkap Deplu Filipina.

Bukan dia saja yang mujur dibebaskan setelah divonis mati. Dua warga Filipina sebelumnya mengalami nasib serupa, setelah mendapat bantuan dari Kedubes dengan pendekatan yang sama. “Sebelumnya, Michael Roque dibebaskan dari penjara pada Februari 2011. Selain itu Nonito Abono juga bebas pada November 2010,” demikian pernyataan Deplu Filipina. Namun, tidak dijelaskan apakah kedua terpidana itu juga terjerat kasus narkoba atau pembunuhan. Menurut hukum di Saudi, pengurangan bobot hukuman untuk terpidana kasus pembunuhan bisa diperoleh bila mendapat maaf dari keluarga korban, namun harus disertai dengan pemberian kompensasi, yang disebut diyat. (vvn)

Kekhawatiran infeksi penyakit dalam yang diderita Syamsul Arifin seperti fungsi ginjal, paru dan tekanan darah inilah yang mendorong keluarga untuk dapat dibawa berobat ke Singapura, sebagaimana yang telah diajukan kuasa hukum Syamsul Arifin pada majelis hakim yang menangani perkara dugaan korupsi APBD Pemkab Langkat saat yang bersangkutan menjadi Bupati. Menurut Abdul Hakim, pihaknya masih menunggu hasil penanganan dokter, karena

akan menentukan bisa tidaknya dilanjutkan persidangan pada Senin (27/6). “Karena batas waktu pembantaran yang diberikan majelis hakim sampai Minggu (26/6). Syamsul Arifin berkeinginan segera sembuh agar dapat menuntaskan proses hukum yang tengah dihadapinya, kata Abul Hakim. Karena itulah perlu penangan medis yang bisa mempercepat penyembuhannya. Sedangkan izin untuk dibawa berobat ke Singapura tidak kunjung keluar. (j02)

sud jika ada pekerjaan atau proyek di Dinas Tata Ruang da Perukiman ( Tarukim) Kota Binjai diberikan ke CV Lancang Kuning. Sekitar awal Tahun 2009, ada proyek fasilitas pembangunan prasarana dan sarana dasar permukiman berbasis masyarakat di Dinas Tarukim untuk Kec. Binjai Selatan. Sentot Prawira Dirja berusaha pelaksanaan kegiatan diserahkan kepada perusahaan terdakwa. “Semua kelengkapan dokumen disiapkan oleh Sentot Prawira Dirja, termasuk tanda tangan terdakwa dipalsukan oleh Sentot Prawira Dirja tanpa ada keberatan dari terdakwa, diduga keterlibatan turut serta dalam kasus itu, “ ungkap JPU. Rencana mereka berjalan mulus, proyek senilai Rp 900 juta dari APBD Binjai dimenangkan CV Lancang Kuning menggunakan dokumen pendaftaran peserta tender palsu, kemudian Sentot Prawira Dirja menemui Pejabat Pembuat Komitmen (PPK), Zainal Arifin (berkas terpisah) meminta dibuatkan anggaran biaya terhadap proyek tersebut. “Atas permintaan itu, Zainal Arifin me-

nyusun anggaran senilai Rp 851 juta,” terang JPU. Setelah pembayaran uang muka sebesar Rp 255 juta, lanjut JPU, terdakwa dan Sentot Prawira Dirja tidak mengerjakan proyek tersebut sebagai mana mestinya. Bahkan tidak pernah melakukan pemeriksaan serta pengukuran ulang di lokasi proyek dan tidak menandatangani berita acara keadaan lapangan. ”Atas perbuatan terdakwa keuangan negara rugi Rp 61 juta, “ tegas JPU. Sentot Prawira Dirja merugikan negara lebih kurang sebesar Rp 100 juta, sedangkan terdakwa Zainal Arifin selaku PPK merugikan negara lebih kurang sebesar Rp 200 juta. Atas perbuatan itu, JPU menjerat terdakwa Haris Syaputra Nasution dengan pasal 2 ayat (1) dan pasal 3 jo pasal 18 UU Nomor 31 tahun 1999 yang teah diubah dengan UU No 20 Tahun 2001 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Korupsi jo pasal 55 ke1 KUHPidana. Pasal yang sama dikenakan kepada Sentot dan Zainal Arifin tapi dengan sidang terpisah dan majelis hakim yang berbeda. (m49 )

Kepala SD 060902 Lasmarian Lubis mengakui jika dia menempelkan pengumuman kelulusan siswa di sekolah itu sebelum orang tua siswa datang. Hal ini kata dia, untuk mengantisipasi agar orang tua siswa tidak merasa kecewa karena sudah terlanjur datang kesekolah ini. “Kalau dibilang sepi pastilah, karena siswa yang ada di sekolah hanya 8 orang saja. Kalau tahun depan ada 28 siswa, itupun kalau mereka meneruskan sekolahnya,”kata Lubis. Dia tidak menyangkal kalau orang tua siswa yang akan menyekolahkan anaknya pasti lebih dahulu melihat kondisi bangunan fisik. Sekolah ini, sebut dia, sangat jelas bangunan fisiknya banyak yang rusak. Asbesnya nampak bolong-bolong, bangkunya juga sudah banyak yang usang. Padahal, kata Lubis, sekolah ini sering sekali masuk koran dan televisi. “Sering masuk televisi dan koran-koran tapi tetap saja tidak ada perubahan, padahal jumlah siswa yang mendaftar mulai mengalami peningkatan setelah sempat terhenti. Tahun ini yang lulus hanya 8 siswa, karena jumlah kelas 6 memang hanya 8 siswa itu. Tapi tahun depan ada 28 siswa yang terdaftar sebagai

siswa kelas 6,”kata Lubis. Lubis berharap setelah dibukanya Penerimaan Siswa Baru (PSB) pada 22 Juni, masih ada orang tua siswa yang mempercayakan anak-anaknya menuntut ilmu di sekolah ini. Apalagi sekolah itu tetap menjalanan aktivitasnya dan lokasinyapun sangat strategis. “Ada 13 guru bertugas aktif di sekolah ini, sebagai tenaga pendidik tentu saja kami merasa bertanggungjawab menyampaikan ilmu kepada anak didik, karena itu kami berharap sekolah ini tetap ada dan tidak dibekukan oleh pemerintah,” ujarnya. Di tempat terpisah Ketua Asosiasi Guru Agama Islam Ali Nurdin MA mengatakan keberadaan sekolah itu perlu dipertahankan dan dikelola dengan penataan yang bisa memberikan pendidikan kepada masyarakat, khususnya yang kurang mampu. “Saya pikir tidak arif menutup sekolah itu. Sebaiknya dipertahankan atau ditata menjadi lebih baik. Letaknya yang sangat strategis dan bisa dimanfaatkan untuk berbagai kegiatan pendidikan yang orientasinya pada pencerdasan anak dari berbagai kalangan,”kata Nurdin kemarin. (m37)

LENTERA ... sekalipun,dia punya kelebihan sehingga kami menduga dia seorang waliyullah,”kata penduduk desa itu. Bahkan seorang ulama desa itupun bersaksi bahwa mayat itu adalah mayat wali Allah, dan dia beralasan bakteri dalam tanah saja tak sanggup menghancurkan tubuhnya. Begitulah, ketika penduduk desa itu beramairamai membentuk jamaah dan tahlilan di depan pusara yang tak bernama itu,muncul seorang zahid di tengah-tengah jamaah. Diapun bertanya tentang mayat yang kuburannya sedang ditahlilkan itu. Sang Zahid tetap mendapat jawaban bahwa itu sesungguhnya adalah makamnya waliyullah yang mereka karomahkan. “Boleh saya menjelaskan,?” katanya yang di aminkan oleh jamaah. “Sesungguhnya mayat yang tuan-tuan tahlilkan ini,bukanlah seorang wali,seperti yang kalian duga, hanya lantaran jasadnya tidak hancur di telan bumi, akan tetapi dia, ketika masa hidupnya adalah penjahat besar, sehingga dengan kejahatannya bumipun tak sudi menyentuh dan menerimanya,”.katanya. Kisah diatas yang saya nukil dari Langitlangit Desa Sekarjalak merupakan sindiran buat saya.Kadangkala mata kita bisa salah menilai kebanaran dibalik yang kita lihat secara lahir Kita menyangka,bahwa seorang yang tubuhnya mulus, badannya bagus, jalan dan gayanya berwibawa, langkahnya bagaikan dihitung, lantas

kitapun menduga bahwa dialah seorang yang ‘sempurna’ padahal sesungguhnya dia adalah orang yang lebih ‘lemah’ dari kita . Kadang kadang, mata kita ‘silau’ melihat baju yang dikenakan seseorang, sehingga lidah kitapun berkata bahwa orang tersebut adalah ahli dan suci dalam segalanya, padahal sesungguhnya dia adalah ‘badut’ yang pandai berhias saja. Betapa banyak kita lihat,media mewartakan, seorang yang mengaku jadi ‘wakil Tuhan’ dan jadi seorang suci untuk membimbing ummat, alih-alih rupanya dia jahil murokkab yang tak tau apa-apa, kecuali mulutnya komat-kamit sekadar melepasi ‘tempat duduk’( menutupi kekurangan) sambil melirik cari peluang yang mendatangkan uang (keuntungan) sesaat. Jangan tertipu tuan,—mohooon, jangan sempatlah kita tertipu dengan gaya. Bukankah Fir’aun yang menjadi musuhTuhan itu,bahkan sempat mengaku menjadi Tuhan, hari ini jasadnya masih terbaring ‘utuh’ di museum Mesir.Keutuhan jasadnya menjadi ‘fitnah’ bahkan menjadi ‘iklan’ bagi orang-orang yang dibelakangnya hingga hari ini,bahwa orang yang sejayanya dia di zamannya, akhirnya ‘hina’ dan menjadi tontonan cercaan mata dunia sepanjang masa Jasadnya konon tetap utuh,— apakah dia wali,—oh..bukan Ncek dia bukan wali, tapi dia azzolimi.Sekali lagi jangan tertipu tuan,—dan yang tak kalah penting, jangan pula menipu.Afwan sohib, sekadar pesan buat lantera.


Medan Metropolitan

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

PSB SMAN 1 Ditutup-tutupi MEDAN (Waspada): Kesan pendaftaran penerimaan siswa baru (PSB) yang ditutup-tutupi di SMAN 1 Medan, jelas sekali terlihat. Anggota DPRD Medan juga mengaku banyak menerima keluhan orang tua murid tentang tidak transparannya sekolah itu melaksanakan pendaftaran siswa baru. Anggota Komisi B DPRD Medan Ainal Mardiah, berbicara kepada Waspada Senin (20/6). Kepadanya ditanyakan tentang banyaknya keluhan orang tua murid yang tidak mengetahui

sistem penerimaan di Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI) SMAN 1 Medan. Ainal Mardiah, mengaku banyak menerima keluhan orang tua murid. Dari pengadu-

PT Perkebunan Provsu Salurkan Beasiswa MEDAN (Waspada): Selain meningkatkan kuantitas maupun kualitas sistem pengamanan areal perkebunan dengan teknologi sekuriti yang terus berkembang, peran masyarakat sekitar areal perkebunan merupakan jaminan utama yang sangat menentukan. “Ini sudah terbukti pada areal-areal perkebunan kami yang berdekatan dengan perkampungan atau pemukiman penduduk. Produksi sawit atau karet kami jauh lebih baik mutunya. Bahkan, hasilnya juga lebih banyak karena relatif aman dan tidak ada yang dicuri,” ujar Direktur Utama (Dirut) PT Perkebunan Provinsi Sumut Drs H Darwin Nasution, SH, Sabtu (18/6) saat menyerahkan bantuan beasiswa kepada 119 siswa berprestasi dan anak yatim piatu sekitar Kebun Sei Kari, Kecamatan Kotarih Kabupaten Serdang Bedagai. Adanya jaminan keamanan dari masyarakat tersebut, merupakan manifestasi dari rasa memiliki terhadap Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) ini. “Rasa memiliki masyarakat ini antara lain kita bangun dengan terus meningkatkan bantuan maupun kegiatan sosial atau community development,” ujarnya didampingi Direktur Produksi dan Umum Ir Hj Elfina Hasibuan, MM. Besarnya kepedulian pihak PT Perkebunan Sumut terhadap masyarakat sekitar kebun membuat perusahaan milik masyarakat Sumut ini memperoleh CSR Award 2011 yang diserahkan Menko Kesra Agung Laksono. Dana peduli sosialnya (Coorporate Social Responsibility/CSR) 2010 sebesar Rp1.276.000.000 atau 2,85 persen dari laba bersih perusahaan dan tahun ini akan terus ditingkatkan. Bantuan beasiswa yang diserahkan kepada siswa berprestasi di sekitar Kebun Sei Kari tersebut juga dimaksudkan untuk membantu upaya menghasilkan sumberdaya berkualitas melalui pendidikan. Bantuan ini diberikan kepada siswa berprestasi dari 8 sekolah sekitar Kebun Sei Kari antara lain kepada siswa SD masing-masing 28oranguntukjuaraI,juaraIIdanjuaraIIIdimasing-masingsekolahnya. Siswa SLTP masing-masing 6 orang untuk juara I, juara II dan juara III di masing-masing sekolahnya. Siswa SLTA masing-masing 3 orang untuk juara I, juara II dan juara III di masing-masing sekolahnya. Juga diserahkan bantuan untuk anak yatim masing-masing satu orang untuk siswa SD dan seorang siswa SMP. Pada kesempatan ini PT Perkebunan Provinsi Sumut juga menyalurkan bantuan sekolah yang berada di sekitar lokasi kebun Sei Kari masing-masing untuk SD Negeri 101984 Kotarih berupa 2 set meja guru, 15 set meja murid, dua lemari, satu plang nama, 4 set meja kantor dan satu set lemari 3 pintu. Kepada SD Negeri 101982 Kotarih diserahkan 6 set meja guru, 36 set meja murid, 3 lemari 2 pintu, 4 papan tulis, 4 set meja kantor, satu plank nama dan 1 set lemari 3 pintu. Sedangkan kepada SMP Negeri 1 Kotarih diserahkan bantuan satu set komputer lengkap begitu juga kepada TsanawiyahYPII Dusun Banten Desa Kotarih. (m28)

an yang masuk sangat terkesan kalau sosialisasi sekolah tentang sistem penerimaan murid baru tidak maksimal. Banyak sekali orangtua yang mengaku terlambat mendaftarkan anaknya. ‘’Mereka taunya pendaftaran sudah tutup saja. Padahal SKHUN SMP belum keluar,’’ kata Ainal Mardiah. Diberitakan sebelumnya, banyak harapan masyarakat pupus karena tidak bisa memasukkan anaknya sekolah di RSBI SMAN 1. Banyak dari mereka yang terkejut, mendengar kabar kalau pendaftaran di sekolah itu telah tutup sebulan lalu. Sementara Surat

Keterangan Hasil Ujian Nasional (SKHUN) SMP anaknya baru saja keluar. Susi, warga Pasari VIII Tembung dan Febria, yang baru saja menamatkan SMP dan MTsN 2 Medan terkejut mendengar pendaftaran di SMAN 1 telah ditutup. Padahal mereka sangat ingin bersekolah di sana, karena statusnya yang RSBI. Anggota DPRD Medan dari Fraksi Partai Golkar Ainal Mardiah, mengaku banyak menemui kekecewaan masyarakat seperti itu. Dia memastikan itu terjadi karena sangat kurangnya sosialisasi dilakukan sekolah. Kalau pihak sekolah beriti-

kad baik, kata Ainal, harusnya sosialsasi telah dilakukan jauhjauh hari sebelumnya dan secara terus menerus. ‘’Kan gampang. Umumkan saja ke seluruh sekolah (SMP) cara mendaftar di SMAN 1,’’ katanya. Dengan minimnya sosialisasi seperti ini, Ainal Mardiah mengatakan wajar kalau kemudian muncul asumsi masyarakat yang menyebut sengaja ditutup-tutupi. Dengan begitu hanya anak orang-orang tertentu saja yang masuk ke sekolah itu.‘’Celakanyakalaunantidijumpai pula ada beberapa anak pejabat yang lulus di sekolah itu,’’ tambah Ainal Mardiah. (m12)

DIRUT PT Perkebunan Provsu Drs H Darwin Nasution, SH menyerahkan bantuan beasiswa kepada 119 siswa berprestasi dari 8 sekolah dan anak yatim piatu sekitar Kebun Sei Kari Kecamatan Kotarih Kabupaten Serdang Bedagai, Sabtu (18/6).

Muspika Medan Deli Gotong Royong BELAWAN (Waspada): Dalam rangka menyambut HUT Kota Medan yang ke-421, Muspika dan puluhan personel Koramil 11 Medan Deli melaksanakan gotong royong pembersihan dan pengecatan Masjid Nurul Ikhsan di LingkunganVIII Jalan Mangaan I Kelurahan Mabar, Sabtu (18/6). Lurah Mabar Ansari Hasibuan mengatakan, gotong royong diharapkan dapat menjadi pemicu kepada masyarakat untuk tetap menjaga kebersihan lingkungan agar tetap nyaman.Sebab jika parit tumpat, misalnya, otomatis bila hujan turun airnya tergenang dan mengganggu kenyamanan serta dapat memunculkan bibit penyakit. “Saya juga berharap melalui gerakan ini kegiatan gotong royong ke depannya dapat lebih baik untuk mengembalikan citra Kota Medan yang bersih,” katanya. Ditambahkan, gotong royong yang dikoordinir Danramil 11/ MD Kapten (kav) A Fitrah Lubis itu juga merupakan rangkaian karya bakti TNI AD dalam menyambut HUT Kodam I/ BB yang ke-61, sekaligus sebagai wujud mempererat jalinan hubungan silaturahim TNI AD dengan masyarakat. “Ini merupakan salah satu bentuk bakti yang masih terbina dengan baik bersama masyarakat,” katanya bersama Batituud Sugiarto.Turut serta dalam karya bakti ini para kepling Medan Deli, pengurus OKP serta ibu-ibu Kecamatan Medan Deli dan puluhan warga sekitar. (h03)

Revitalisasi Posyandu Harus Dilaksanakan MEDAN (Waspada):Walikota Medan Rahudman Harahap menegaskan, revitalisasi posyandu tidak bisa ditawar-tawar lagi dan harus secepatnya dilaksanakan. Sebab, banyak posyandu di Kota Medan tidak berfungsi lagi dalam memberi pelayanan kesehatan bagi ibu dan anak. Kondisi itu menyebabkan terganggunya upaya Pemko Medan dalam melindungi sekaligus meningkatkan derajat kesehatan ibu dan anak. “Karena itu, kita minta Kadis Kesehatan segera melakukan pendataan sehingga diketahui jumlah posyandu di Kota Medan. Setelah diperoleh jumlahnya secara pasti, secepatnya dilakukan pembenahan sehingga posyandu tersebut beroperasi kembali,” kata Rahudman pada pertemuan bulanan PKK Kota Medan di gedung DharmaWanita Jln. Rotan Medan, Senin (20/6). Jika seluruh posyandu yang ada telah beroperasi, tentu sangat membantu program pemerintah dalam meningkatkan taraf kesehatan warga, khususnya ibu dan anak. Sebab, masalah kesehatan kini menjadi salah satu program utama yang sedang dilaksanakan Walikota. Kemudian,Walikota yang didampingiWakil Walikota Dzulmi Eldin dan Kadis Kesehatan dr Edwin Effendi, MSc berharap agar program PKK pada masa mendatang lebih baik lagi sehingga menjadi partnership bagi Pemko Medan. “Tanpa dukungan penuh dari PKK, program pembangunan tidak akan berjalan dengan baik. Karenanya, kita harus terus bersatu dan bersama-sama menyatukan persepsi serta pemikiran guna melaksanakan tugas dengan baik,” ungkapnya. Mantan Sekda Tapsel ini meminta kepada ibu-ibu lurah maupun camat yang bergabung sebagai anggota PKK, agar terus mendorong dan memotivasi suaminya agar bekerja lebih

baik lagi, terutama dalam member pelayanan kepada masyarakat. “Selain itu, saya mengingatkan kepada ibu-ibu agar tidak merasa tugas di PKK sebagai beban. Laksanakanlah tugas itu dengan hati yang ikhlas sehingga memberikan hasil memuaskan,” harapnya. Sebelumnya, Ketua TP PKK Kota Medan Hj Yusra Siregar Rahudman Harahap berharap kepada Kadis Kesehatan agar melakukan pembenahan terhadap seluruh posyandu yang ada. “Saya minta dilakukan pembenahan posyandu dengan segera melakukan revitalisasi. Selain itu, dilakukan pelatihan-pelatihan terhadap kader posyandu sehingga pelayanan kesehatan yang diberikan bisa lebih masksimal,” ujar Hj Yusra. Sementara itu, Kadis Kesehetan dr Edwin Effendi, MSc menjelaskan, berdasarkan data terakhir, jumlah posyandu yang terdata mencapai 1.406 unit. Namun tidak bisa dipastikan apakah seluruh posyandu itu aktif dalam memberi pelayanan kesehatan. Karena itu, Dinas Kesehatan segera melakukan pendataan.“Selain melakukan pendataan, kita akan memberi pelatihan bagi kader posyandu. Pelatihan ini akan melibatkan instansi terkait seperti Dinas Kesehatan, Badan Ketahanan Pangan serta PKK,” ujar Edwin. Di samping itu, kata Edwin, pihaknya akan menggelar jambore posyandu di lahan Cadika Pramuka Jln. Karya Wisata Medan. Hal ini bertujuan untuk mendekatkan seluruh kader posyandu. Kemudian, dilaksanakan pecanangan Medan Bebas Gizi Buruk. “Menjadikan Medan Bebas Gizi Buruk sangat memungkinkan sekali, sebab didukung dengan sarana dan prasarana yang ada. Kemudian, melakukan pencegahan sejak awal sehingga anak yang diserang gejala gizi buruk bisa diselamatkan dengan memberikan asupan gizi,” katanya. (m50)

HMP Tabagsel Deklarasikan Dukungan Untuk Provinsi Sutra Waspada/Andi Aria Tirtayasa

SALAH seorang korban kebakaran Sugiono sedang memperhatikan kondisi rumahnya yang nyaris tinggal puing, Senin (20/6).

Empat Rumah Terbakar MEDAN (Waspada): Empat rumah semi permanen di Jln. Letda Sujono Gg Serasi Lingkungan III, Kelurahan Tembung, Kecamatan Medan Tembung, Senin (20/6) dinihari sekira pukul 02:00 terbakar. Tidak ada korban jiwa namun kerugian diperkirakan mencapai ratusan juta rupiah. Informasi yang diperoleh di kepolisian, keempat rumah yang terbakar masing-masing dihuni Sugiono, Wagiman, Wak Keneng dan Hendrik. Sedangkan asal api diduga dari rumah Sugiono. Sekira pukul 02:00, Teti Andriana, 24, putri Sugiono, melihat ruang belakang rumahnya

tiba-tiba saja sudah terbakar. Kemudian, Teti membangunkan ibunya Fatimah guna menyelamatkan diri. Sedangkan Sugiono tidak berada di rumah. Sejumlah warga yang mendengar teriakan pemilik rumah berusaha memadamkan kobaran api. Namun, kobaran api membakar rumah Wagiman, Wak Keneng dan Hendrik. Sementara itu, Sugiono mengatakan kepada wartawan, pada saat kebakaran terjadi, dirinya berada di Jln. Pasar VII, Desa Tembung, berkun-jung ke rumah anaknya. “Saya ditelefon tetangga setelah rumah saya terbakar,” ujarnya. Para penghuni keempat ru-

mah tersebut tidak sempat menyelamatkan barang-barangnya. Sebab, saat peristiwa itu terjadi, mereka sedang tertidur pulas. Sedangkan delapan mobil pemadam kebakaran tiba di lokasi setelah api padam. Kapolsek Percut Seituan Kompol Maringan Simanjuntak menjelaskan, penghuni rumah belum sempat dimintai keterangannya karena masih trauma dan sibuk membersihkan puing rumah masing-masing. “Asal api diduga karena korsleting listrik di rumah Sugiono, namun penghuni rumah masih belum bisa dimintai keterangannya karena masih trauma dengan kebakaran tersebut,” ujarnya. (h04)

Terdakwa Tuding Jaksa Terima Suap Waspada/Amir Syarifuddin

A3

MEDAN (Waspada): Himpunan Mahasiswa Pemuda Tapanuli Bagian Selatan (HMP Tabagsel) mendeklarasikan dukungan mereka terhadap pembentukan Provinsi Sumatera Tenggara (Sutra) yang rencananya akan dimekarkan dari Provinsi Sumatera Utara (Sumut). “Kita mendukung penuh sekaligus akan ikut mengawal pembentukan Provinsi Sutra,” kata Ketua Umum HMP Tabagsel Ardiansyah Nasution usai pelantikan dan pengukuhan kepengurusan HMP Tabagsel periode 20112014 di Hotel Dhaksina Medan, Jumat (17/6). Menurutnya, dukungan tersebut diberikan sebagai bentuk sumbangsih sekaligus komitmen bersama kalangan mahasiswa dan pemuda untuk percepatan pembangunan di kawasan Tabagsel. Provinsi baru itu meliputi wilayah Kabupaten Tapanuli Selatan, Mandailing Natal, Padang Lawas Utara, Padang Lawas dan Kota Padang Sidimpuan. Tidak tertutup bagi daerah atau kabupaten tetangga jika ingin bergabung. Pada kesempatan yang sama, seorang tokoh Tabagsel Ir. H. Chaidir Ritonga, MM menyatakan apresiasinya atas dukungan HMP Tabagsel terhadap rencana pembentukan provinsi baru tersebut. “Dukungan HMP Tabagsel merupakan ‘milestone’ (tonggak) ketiga terkait rencana pembentukan Provinsi Sutra,” katanya. Menurut Wakil Ketua DPRD Sumut itu, tonggak pertama terjadi pada seminar bertajuk “Percepatan Pembangunan Tabagsel yang Terintegrasi Memenuhi Harapan Stakeholder” yang digelar di Hotel JW Marriott Medan pada

22 Januari 2011. Seminar itu dihadiri 200-an “hatobangon” (tokoh masyarakat) dari kawasan Tabagsel termasuk yang berada di perantauan.“Itu adalah kali pertama ratusan tokoh penting Tabagsel bisa berkumpul bersama,” katanya. Tonggak kedua, menurut politikus Partai Golkar itu yakni ketika DPRD Sumut merekomendasikan pembentukan provinsi baru itu melalui rapat paripurna yang digelar pada 9 Mei 2011. “Kebetulan saya sendiri yang mengetok palu tanda pengesahan rekomendasi DPRD Sumut itu,” katanya. Chaidir Ritonga yang juga Ketua Parsadaan Ritonga se-Dunia mengatakan, Provinsi Sutra itu sendiri pada saatnya nanti harus jauh lebih baik dibanding provinsi induk. “Kita tidak sekadar membentuk provinsi baru yang berbasis budaya Angkola, tapi kita ingin menjadikan Provinsi Sutra lebih baik dibanding Provinsi Sumut sebagai provinsi induk,” katanya. Selain Ardiansyah Nasution sebagai ketua umum, posisi Sekretaris Umum HMP Tabagsel dipercayakan kepada Jabaluddin Siregar dan Bendahara Abbas Siregar. Kepengurusan ini dilengkapi sejumlah biro dan departemen. Hadir pada kesempatan itu sejumlah tokoh Tabagsel di antaranya Tiaisah Ritonga yang juga anggota DPRD Sumut dari Partai Demokrat, Rektor Perguruan Tinggi Islam Al Hikmah Drs. Zainuddin Siregar, SH,SE, MM, Muhammad Abdul Elif Ritonga atau EL Ritonga dan anggota DPRD Kabupaten Tapanuli Selatan Roby Agusman Harahap. (m08)

Sidang Kasus Cabul Berakhir Ricuh MEDAN (Waspada): Sidang kasus pencabulan di Pengadilan Negeri (PN) Medan, Senin (20/ 6), berakhir ricuh. Pemicunya, terdakwa Heri merasa keberatan atas vonis dua tahun enam bulan penjara yang dijatuhkan majelis hakim. Pantauan Waspada di lapangan, begitu Ketua Majelis Hakim I Dewa Gede Adyana selesai membacakan amar putusannya, terdakwa langsung emosi dan tidak menerima hukuman itu. Reaksi terdakwa menyita perhatian pengunjung sidang. Reaksi berlebihan yang diperlihatkan Heri, membuat pengawal tahanan dari Kejari Medan segera mengamankan terdakwa ke sel sementara PN Medan, guna menghindari terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan. Selanjutnya, Heri dievakuasi ke mobil tahanan Kejari Medan yang parkir di belakang gedung PN Medan. Sebab, saat berada di dalam sel sementara, terdakwa tetap emosi dan terus berteriak-

teriak. Akibatnya, sejumlah tahanan yang berada di dalam sel sementara itu merasa terganggu. Guna menghindari terjadinya kerusuhan di dalam sel sementara itu, pengawal tahanan segera mengeluarkan Heri dan memindahkannya ke mobil tahanan. Saat digiring ke menuju mobil tahanan, Heri sempat berteriak dan menuding oknum Jaksa Penuntut Umum (JPU) Nerlilasari Hasibuan, SH telah menerima sejumlah uang dari dirinya agar bebas dari hukuman. Namun faktanya, JPU malah menuntut Heri selama empat tahun penjara. “Mana jaksa itu, aku ingin jumpa. Dia udah terima uangku, kok malah nuntut aku tinggi, “ katanya histeris. Seorang wanita yang disebut-sebut sebagai kerabat terdakwa tidak kuasa menahan tangis menyaksikan peristiwa itu. Di tempat terpisah Nerlilasari Hasibuan, SH, memban-

tah dirinya menerima suap dari terdakwa. Bahkan, dia menyatakan tidak takut bila harus dilaporkan kepada jaksa pengawasan. “Silahkan saja dia (terdakwa) itu mau lapor, saya tidak takut, “ katanya. JPU mengaku tidak ada merekayasa berkas. Terdakwa dikenakan pasal 293 ayat 1 KUHP, hukuman maksimalnya lima tahun dan men-jatuhkan tuntutan empat tahun. Namun majelis hakim menvonis dua tahun enam bulan. Heri didakwa mencabuli seorang wanita sebut saja Bunga di salah satu tempat di Medan. (m49)

Waspada/Ist

DEWAN Pembina HMP Tabagsel Ir. H. Chaidir Ritonga, MM dan Tiaisah Ritonga berfoto bersama dengan kepengurusan HMP Tabagsel periode 2011-2014 usai acara pelantikan dan pengukuhan di Hotel Dhaksina Medan, Jumat (17/6) malam.

Berlomba Sekolah Di Negeri Sampai Ada Isu Jual Beli Kursi MENGGANTUNGKAN pendidikan pada sekolah negeri menjadi pilihan masyarakat saat ini. Di samping biayanya diyakini murah, status kelulusan siswa lebih terjamin. Negeri….! Apa pun ceritanya, anggapan ini masih melekat pada orangtua dan masyarakat umumnya. “Mutu sekolah negeri bagus, sebenarnya swasta juga banyak yang bagus, tapi mahal,” ungkap wali murid. Salah satu wali murid itu adalah Siti Khodijah, 24, warga Pasar X Tembung, sibuk menjelajah informasi pendaftaran ke sekolah-sekolah termasuk MAN sejak berakhir pelaksanaan Ujian Nasional (UN), terutama tingkat SMP. Meski akhirnya dia harus pulang tanpa ada kepastian jadwal pendaftaran. Baru kemarin dia mengetahui bahwa penerimaan siswa baru (PSB) di Medan dimulai pada 22 Juni. Dia pun sedikit lega karena takut anaknya, Arif, 14, tamatan MTsN 2 Medan tidak kebagian bangku di sekolah negeri. Kekhawatiran itu wajar setelah mengetahui ternyata SMAN 1 telah menutup pendaftaran dan sudah siap memulai tahun ajaran baru, padahal PSB di SMA sederajat baru termasuk MAN akan membuka pendaftaran pada 22 Juni ini. Antusias masyarakat mendaftarkan anaknya ke sekolah

negeri diakuiWakil Kepala Sekolah SMAN 3 Medan Emiruddin Harahap ketika ditemui Waspada, kemarin. Sejak UN selesai dilaksanakan oleh siswa SMP, para orangtua datang menanyakan persyaratan-persyaratan masuk ke sekolah yang dituju. Puncaknya, pengumuman kelulusan UN diumumkan masyarakat pun berbondongbondong. Dia sebenarnya sangat menyambut baik antusias masyarakat yang ingin mendaftarkan anaknya ke SMAN 3, namun apa harus dikata keputusan jadwal PSB baru turun beberapa haru lalu, yakni 22 Juni. Namun, menurut Emiruddin, mindset masyarakat yang terlalu menumpukan sekolah negeri sebagai sekolah yang pasti mencetak siswa berprestasi itu tidak tepat, karena sekolah negeri atau swasta yang terpenting adalah kualitas dan mutu sekolahnya. “Tapi SMAN 3 memang mengedepankan prestasi siswa dan alumninya telah banyak diterima di PTNdalan dan luar kota,” ungkapnya. Dia menambahkan tahun lalu antusias masyarakat yang mendaftarkan anaknya ke SMAN 3 mencapai 2.000-an, sementara yang diterima hanya 400-an untuk ditampung di 7 kelas. Namun untuk tahun ini belum diketahui batas maksi-

mal siswa yang akan diterima dan ruang kelas yang akan disediakan. Terlebih sekarang banyak pendaftar dari luar daerah juga berbondong-bondong mendaftarkan anaknya ke sini (SMAN 3-red). “Sangking banyaknya orang ke sekolah negeri, sampai ada isu di luar jual beli kursi atau bisa masuk dengan membayar pada seorang oknum,” ujarnya. Antusias masyarakat sekolah di negeri juga tampak pada sekolah agama salah satunya di MAN 1 dan MAN 2 Model Medan. Para lulusan SMP sibuk menjelajahi ruang demi ruangan untuk mengetahui selakbeluk sekolah yang akan mereka pilih menjadi SMA mereka seperti Febriani, 14, Lailatul, 16, Novelia, 15, Dwi Aisyah, 14. Siswi MTSN 2 Medan ini sengaja datang untuk mengetahui syarat dan yang harus dipersiapkan untuk masuk ke MAN 1 Medan sebagai sekolah dambaan mereka. “Sekolah negeri bagus, dapat dana BOS dan semua siswa disamaratakan tidak terihat siapa si kaya dan miskin. Hal itu saya rasakan ketika SMP negeri, semoga SMA neger i juga begitu,” ungkap Febriani, 14. Wakil Kepala Sekolah MAN 1 Medan mengungkapkan pendaftaran dibuka pada 22 Juni. Tanggal yang telah ditetapkan

oleh Kementrian Agama Provinsi. Artinya, sama dengan Dinas Pendidikan. Maka masyarakat tinggal mempersiapkan syarat-syarat yang telah ditentukan, namun berbeda dari tahun sebelumnya calon pendaftar tidak perlu membawa fotocopy rapor karena ketetapan tahun ini calon siswa dinilai dari NIM aslinya tanpa ditambah dengan nilai rapor untuk mencegah penerimaan siswa yang telah dicuci raportnya. “Calon pendaftar juga harus mempersiapkan dirinya untuk mengikuti tes baca Alquran dan tes akademik (ujian tertulis) mata pelajaran IPA, Matematika, Bahasa Inggris dan Bahasa Indonesia. Tidak berbeda dengan MAN 1 Medan, SMKN 2 pun, menurut Wakil Kepseknya Patrionis, telah menempel pengumuman PSB pada 22 Juni. “Pengumuman ini baru ditempel dua hari yang lalu menyahuti ramainya kedatangan orangtua yang ingin mendaftarkan anaknya sejak 4 Juni yang lalu,” ujarnya. Pendaftar SMKN 2 tahun lalu sebanyak 2.000-an orang sementara yang diterima hanya 700-an siswa. Melihat antusias pendaftar, ujar Patrionis, kemungkinan untuk tahun ini lebih besar jumlah pendaftarnya. (csf)


Medan Metropolitan

A4

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

Interpelasi DPRDSU Hanya Tekan Gatot MEDAN (Waspada): Desakan untuk melakukan interpelasi terhadap Plt Gubsu Gatot Pujonugroho hanya wacana dari anggota DPRD Sumut. Tujuannya hanya untuk ‘menekan’ Gatot agar selalu berkoordinasi dengan dewan sebelum mengambil kebijakan. Anggapan itu merupakan kesimpulan dari sejumlah pandangan anggota DPRD Sumut yang ditanya Waspada, Senin (20/6), terkait keinginan dewan untuk menggunakan hak interpelasinya kepada Plt Gubsu. Buktinya, sampai hari itu, baru satu fraksi yang secara resmi menyurati pimpinan dewan meminta membahas penggunakan hak interpelasi, yakni Fraksi Gerindra Bulan Bintang Reformasi. Menanggapi masalah ini, Ketua DPRD Sumut Saleh Ba-

ngun menganggap kalau permintaan menggunakan hak interpelasi itu baru sebatas wacana saja. Karena baru satu fraksi yang mengajukan suratnya secara resmi, yakni Fraksi Gerindra Bulan Bintang Reformasi. Fraksi ini meminta pimpinan dewan untuk mengadakan rapat membahas usulan mereka tentang hak interpelasi kepada PltGubsu.‘’Baruitusaja,’’katanya. Saleh Bangun juga mengatakan belum ada jadwal rapat pimpinan dengan pimpinan

PD KBPPP Sumut Mendapat Apresiasi MEDAN (Waspada): Kinerja PD KBPPP Sumut mendapat apresiasi positif dari pengurus pusat karena agenda kegiatannya dilengkapi dokumentasi otentik dan tidak hanya cerita saja. Selain itu, website KBPPP Sibhara Sumut termasuk paling aktif dalam penyampaian informasi, demikian disampaikan Sekretaris PD KBPPP Sumut Zul Dahlan, SH didampingi wakilnya Ir Zainy setibanya di Medan usai mengikuti Rakernas-I di Bandar Lampung. “Hasil keputusan Rakernas di antaranya membentuk unit usaha Putra Bhayangkara sebagai langkah menanggulangi masalah tenaga kerjasertapenataanSiagaBhayangkara(Sibhara)diantaranya komando di tangan Ketua Daerah,’’ tambah Zul Dahlan, Minggu (19/6). Pengurus Keluarga Besar Putra Putri Polri ( KBPPP) Sumut terdiri dari Ketua Ir Diapari Siregar, Sekretaris Zul Dahlan, SH, mewakiliWakil Ketua OKK (Drs Syaiful Syafri, MM), Ir Zaini Abady’s, SH dan Pemberdayaan Perempuan Dra Purnama. Keberangkatan utusan Sumut didukung sepenuhnya oleh Kapoldasu Irjen Pol Wisjnu A. Sastro, dibuka oleh Kapolri diwakili Karo Watpers Brigjen Pol Try Handoyo, dihadiri Kapolda Lampung Brigjen Pol Sulistyo Ishak dan para pejabat teras Polda Lampung, Gubernur Lampung dan unsur Muspida, Ketua Umum Pengurus Pusat KBPPP Agenanda Djatmika, MBA, bersama pengurus serta perwakilan KBPPP dari 25 provinsi di Indonesia. Dalam sambutan tertulisnya, Kapolri diwakili Brigjen Pol Try Handoyo sangat mendukung dilaksanakannya Rakernas. Melalui Rakernas Kapolri berharap KBPPP sebagai bagian dari Keluarga Besar Polri, mampu melahirkan program yang dapat berperan, solid, dan dibanggakan, tidak saja oleh institusi Polri, tetapi juga oleh masyarakat. Rakenas ditutup Kapolri diwakili Kapolda Lampung Brigjen Pol Sulistyo Ishak didampingi Gubernur Lampung Syahrudin ZP yang juga purnawirawan Polri berpangkat Komisaris Jenderal. (m03)

Kinerja Polmas Ditingkatkan MEDAN (Waspada): Program kerja personil Forum Kemitraan Polisi dan Masyarakat (FKPM) atau polisi masyarakat (Polmas) yang ada di setiap kecamatan dan kelurahan/desa di wilayah hukum Polresta Medan akan terus ditingkatkan dan diberdayakan. “Bila personil atau pengurus FKPM sudah bekerja sesuai dengan program kerjanya, maka penyelesaian kasus atau peristiwa bisa diselesaikan di kantor FKPM dan tidak langsung ke kantor kepolisian atau Polsekta terdekat,” tegas Kapolresta Medan Kombes Tagam Sinaga, Sabtu (18/6), seusai memimpin kegiatan gotong royong di kawasan Jalan Aksara-Pancing Medan bersama sejumlah personil Polri dan masyarakat. Selama ini, kata Sinaga, masyarakat langsung membuat pengaduan ke kantor Polsek atau Polresta Medan, padahal masalah yang dihadapi masih bisa diselesaikan oleh pengurus FKPM/ Polmas secara kekeluargaan dan ada surat perdamaiannya. Surat perdamaian saja sudah cukup diberikan sama Kapolseknya sehingga tidak perlu lagi sampai membuat LP ke Polsek atau Polresta. “Di sinilah peranan Polmas diperlukan.” Sementara itu, Kapolsekta Percut Seituan Kompol Maringan Simanjuntak menambahkan, pihaknya akan mempersiapkan FKPM/Polmas Desa Tembung, Kecamatan Percut Seituan, sebagai lokasi pilot proyek percontohan pelaksanaan Polmas se jajaran Polresta Medan. (h04)

Kapal Sabang Lanjutkan Ekspedisi BELAWAN (Waspada): Kapal ekspedisi Sabang-Marauke Katir Nusantara II tiba dan sandar di dermaga Makolantamal I Jalan Serma Hanifiah Belawan, disambut Danlantamal I Laksma Bambang Soesilo beserta staf, Jumat (17/6). Kapal ini sempat sandar di Pelabuhan Belawan selama dua dan Minggu kembali melanjutkan ekspedisinya ke Sabang. Kapten Kapal Katir Nusantara II Efendi Sulaiman mengatakan, ekspedisi dimulai sejak 29 Mei 2011 dengan rute perjalanan di antaranya dari Jakarta-Palembang, Palembang-Dumai, DumaiBelawan, Belawan-Sabang, Sabang-Lhokseumawe, LhokseumaweBelawan, terakhir Waktobi-Bau Bau hingga berakhir di Jakarta. Ekspedisi melibatkan lima kru kapal yang terdiri dari dua anggota Mapala Universitas Sriwijaya (UNSRI) dan dua anggota pramuka Saka Bahari. Pada setiap pelabuhan yang disinggahi terjadi pergantian awak kapal yang berasal dari generasi muda pencinta maritim. “Tujuan ekspedisi ini untuk meningkatkan kecintaan dan semangat generasi muda terhadap dunia bahari dan kita menyambut siapa saja yang mau ikut berlayar terutama dari kalangan usia muda,” ucap Efendi Sulaiman. Sementara itu Danlantamal I Laksma Bambang Soesilo melalui Wadanlantamal I Kolonel (Mar) Suprayogi mengaku sangat antusias dengan kedatangan kapal ekspedisi tersebut. Menurutnya kegiatan ekspedisi itu sangat baik dilakukan agar para pemuda yang berjiwa bahari lebih mengenal daerah pertahanan angkatan laut. “Kapal itu sandar dua hari. Kemarin (Minggu-red) kapal tersebut melanjutkan ekspedisinya ke Sabang,” katanya. (h03)

Ponpes Al-Kautsar Wisuda Santri MEDAN (Waspada): Demi untuk menuntut ilmu dan belajar mandiri sebagai orangtua harus rela mengizinkan putra-putrinya untuk dididik dalam pembelajaran agama Islam. Demikian kata pimpinan Pondok Pesantren (Ponpes) AlKautsar Syekh Ali Akbar Marbun ketika mewisuda 68 santri/ santriyah kelas VI Aliyah, di Aula Ponpes tersebut Jalan Pelajar Ujung Medan, Sabtu (18/6). Kata ustadz Marbun, semua itu karena iman yang kokoh dari orangtua, walau harus merelakan anaknya sejak usia 12 tahun untuk mengikuti pelajaran dalam kurun waktu 6 tahun dimana putra-putri dari berbagai daerah pasti mengalami suka dan duka. Dengan haru Marbun melepas ke-68 santri Angkatan IX tahun 2010-2011 mengatakan Islam adalah agama yang rahmatalilalamin. Maka sayangilah apa yang ada di muka bumi ini, niscaya Allah menyayangimu. Marbun memohon maaf jika dalam mendidik setiap harinya selama 24 jam harus menegakkkan disiplin yang terhadang terkesan keras, namun semua itu sebagai wujud kasih sayang sebagai orangtua atau guru. Ke-68 santri/santriah yang lulus dan menerima ijazah sesuai dengan kategorinya yaitu Mumtaz (nilai istimewa), zayyid (baik) dan zayyijidan (baik sekali). Sebelumnya alumni Angkatan I Chairuddin Dalimunthe membacakan ayat suci Alquran serta tari-tarian Tapanuli, Aceh, Melayu oleh santri/santriyah baru.(m24)

fraksi-fraksi membahas masalah itu. Sebelumnya, Ketua Fraksi Gerindra Bulan Bintang Reformasi Yan Syahrin kepada wartawan mengatakan masalah interpelasi akan dibahas pada rapat pimpinan dewan dengan pimpinan fraksi, Senin (20/6). ‘’Apanya yang mau kita bahas. Surat fraksi yang masuk saja baru satu,’’ kata Saleh Bangun. Sebagai ketua DPRD, menurut Saleh Bangun, dia tidak dapat membendung kalau mayoritas fraksi di sana meminta untuk melakukan interpelasi terhadap kebijakan yang dilakukan Plt Gubsu. Tapi, katanya, sesuai dengan rapat pimpinan dewan dengan pimpinan fraksi-

fraksi Kamis pekan lalu sudah disepakati kalau interpelasi adalah jalan terakhir. Sebagai ketua dewan dari Partai Demokrat, kata Saleh Bangun, yang diinginkannya adalah menjadikan suasana pemerintahan di daerah ini berjalan sejuk dan kondusif. Karenanya, kalaupun ada kebijakan pemerintah yang perlu dipertanyakan sebaiknya dilakukan dalam forum koordinasi ataupun konsultasi. Pada rapat Kamis pekan lalu, kata Saleh Bangun, kesepakatan itu telah terbangun di pimpinan dewan dan pimpinan fraksi-fraksi. Karenanya sudah diputuskan dua hal. Komisi A

dalam waktu dekat akan mengundang Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Sumut dan pimpinan dewan dengan pimpinan fraksi mengundang Plt Gubsu Gatot Pujonugroho. Agendanya, kata Saleh Bangun, tentu tidak khusus mempertanyakan tentang pengangkatan 110 pejabat eselon III melainkan semua hal. Tentang pengangkatan para pejabat eselon III bisa saja ditanyakan dalam forum koordinasi dan konsultasi tersebut. ‘’Tapi begitupun kalau mayoritas fraksi meminta untuk melakukan interpelasi, saya mana bisa menahan-nahannya,’’ kata Saleh Bangun. (m12)

Pemekaran Medan Utara Diklaim Harga Mati BELAWAN (Waspada): Walau banyak mendapat rintangan, rencana pembentukan Kota Medan Utara terus berlanjut dan butuh cara serta inovasi dari tokoh pemekaran yang baru. Demikian disampaikan Ketua Rotasi Tim Pemerakarsa Pemekaran (TPP) Medan Utara Awaluddin alias Awel pada acara syukuran menempati Sekretariat Panitia Persiapan Pembentukan Kota Medan Utara di Jalan Marelan Raya PasarV Kelurahan Paya Pasir, Kecamatan Medan Marelan, Sabtu (18/6) Awaluddin mengklaim pemekaran merupakan harga mati bagi masyarakat Medan Utara karena sudah merupakan kesepakatan sejumlah tokoh ulama dan masyarakat Medan Utara.“Kita akan tetap berjuang, walau banyak rintangan dan harus yakin kalau pemekaran pasti terwujud walau butuh waktu lama,” tegasnya. Masih, kata Awel, selain sebagai Sekretariat Panitia Persiapan Pembentukan Kota Medan Utara, kantor yang merupakan sumbangan dari Hj Khairani itu nantinya akan dijadikan sebagai rumah rakyat untuk menampung aspirasi masyarakat Medan Utara. “Tim 17 bukan yang paling ahli tentang pemekaran, tetapi sebagai penggagas yang mengajak semua tokoh Medan

Utara bergabung mewujudkan pemekaran,” ujarnya. Awel mengatakan masa kerja Tim 17 yang terbentuk Januari lalu akan berakhir Juni ini. Beberapa program kerja telah dilaksanakan di antaranya menyeleksi delapan orang calon ketua dan menetapkan Muhammad Syafi Tuah Ginting atau Putra Ginting sebagai ketua Panitia Persiapan Pembentukan Kota Medan Utara. “Setelah tugas ini selesai langkah selanjutnya menyusun kepengurusan hingga tingkat lingkungan sambil mengambil hasil penelitian ilmiah USU tetang pemekaran,” tandasnya. Walau acara itu berlangsung sederhana, sejumlah tokoh masyarakat dan agama Medan Utara hadir di antaranya mantan anggota DPRD Medan Zakaria Rasydi, mantan Wakil Ketua DPRD Medan Zulfan, tokoh agama Kristiani Berton Sinaga, Ketua Himpunan Masyarakat Medan Utara (Himamu) Patar Panjaitan, pengurus dan anggota Joko Tingkir dan Gemantara. Ketua Panitia Persiapan Pembentukan Kota Medan Utara Muhammad Syafi Tuah Ginting atau Putra Ginting mengatakan wacana pemekaran Medan Utara dimulai sejak tahun 2004. Namun pada tahun 2005,

pergerakan itu rusak akibat ulah tokoh yang sengaja melencengkan program pemekaran dimaksud. Tokoh agama Kristiani Medan Utara Berton Sinaga meminta panitia pemekaran bekerja serius dan mau belajar dari pengalaman dan jangan melakukan pengkotak- kotakan. Mantan anggota DPRD Kota Medan H Zakaria Rasydi menjelaskan 60 persen APBD Kota Medan diarahkan ke Medan Utara untuk menyukseskan program Pemko Medan yang disebut- sebut percepatan pembangunan Medan Utara. Namun dia menilai semua itu hanya janji-janji belaka, sebab hingga sekarang jalan di Medan Utara ini masih banyak yang rusak,” ucap warga Kelurahan Bagan Deli Kecamatan Medan Belawan itu. Zakaria menilai fasilitas pendukung pemekaran Medan Utara telah ada di antaranya Kantor Kejari Belawan, Lantamal I, Imigrasi Belawan, BC Belawan dan Polres Pelabuhan Belawan serta Karantina Belawan. Fasilitas itu menandakan Medan Utara layak dimekarkan. Apalagi penhasilan daerah ini melimpah ruah. Dukungan yang sama dikatakan mantan Wakil Ketua DPRD Kota Medan Zulfan. (h03)

952 Pelajar SMK Ikuti Seleksi Siswa Berprestasi MEDAN (Waspada): Sebanyak 952 pelajar Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) dan pendamping dari 19 kabupaten dan kota di Sumut, mengikuti seleksi dan pengiriman siswa berprestasi di Asrama Haji Pangkalan Masyur Medan, Senin (20/6). Kepala Dinas Pendidikan Sumut Drs Syaiful Syafri diwakili Kabid PMPTK Disdiksu Eduard Sinaga pada pembukaan kegiatan mengatakan, dalam proses pendidikan budaya dan karakter bangsa, peserta didik dituntut harus mengembangkan potensi dirinya, sehingga nantinya bisa menjadi generasi penerus bangsa berkualitas dan berkepribadian serta berkarakter. “Para pelajar selain harus memiliki kemampuan dan kecerdasan intelektual, tapi juga

harus diimbangi dengan kecerdasan emosional dan spiritual. Sebab pelajar yang memiliki kecerdasan emosional dan spiritual diyakini akan lebih mampu berkompetensi dalam mencari pekerjaan,” ujar Eduard. Eduard menyebutkan, kegiatan seleksi dan pengiriman siswa berprestasi tingkat Sumut 2011 ini merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan kecerdasan emosional dan spiritual. Dia berharap agar tim juri seleksi melakukan penilaian secara objektif dan profesional untuk memilih yang terbaik, sehingga nantinya duta yang akan dikirim bisa tampil lebih maksimal. Dari berbagai lomba yang dipertandingkan, ada yang tidak diikutkan pada tingkat nasional.

Untuk itu Eduard berharap agar peserta maklum dan bersabar karena itu merupakan ketentuan dari panitia pusat dan berjanji untuk tahun berikutnya akan bisa diikutsertakan. Ketua panitia yang juga Kepala Bidang Dikmenti Disdiksu Latifah Hanum Daulay mengatakan, kegiatan yang berlangsung mulai 20-24 Juni ini bertujuanmendorongpelajarSMKberpikir kritis, rasionalis dan kreatif. Latifah mengatakan, berbagai lomba yang dipertandingkan antara lain volley putra/ putri, futsal putra, basket, seni tari, bahasa Indonesia, bahasa Inggris, karya ilmiah siswa, jambore kempimpinan, lomba matematika teknologi, fisika, biologi dan kimia terapan dan lainnya. (m41)

Perlindungan HAM Kewajiban Pemerintah MEDAN (Waspada): Penghormatan, perlindungan dan pemenuhan HAM adalah kewajiban negara/pemerintah. Bahkan kewajiban itu juga diperkuat dengan amanat Pasal 28I ayat (4) UUDNRI Tahun 1945 dan Pasal 71 dan 72 UU No. 39 Tahun 1999 tentang HAM “Oleh karenanya agar implementasi kewajiban konstitusional itu dapat berjalan efektif dan maksimal, maka pemahaman dan kesadaran HAM bagi aparatur pemerintah merupakan keniscayaan,” kata Kepala Pusat Studi HAM Unimed Majda El Muhtaj pada Penyuluhan Hukum dan HAM Kanwil Kementerian Hukum dan HAM Sumut di Aula Kantor Camat Medan Johor, kemarin. Menurut Majda, saat ini hal itu yang masih belum dipahami dengan baik akibatnya banyak program dan kebijakan pembangunan hanya semata-mata mementingkan nalar pemodal dan semakin sempurna dengan dukungan atribusi kekuasaan di berbagai level. Demikian hal itu disampaikan Sementara terkait narkoba yang juga disinggung dalam penyuluhan itu, Sekretaris Pimansu Zulkarnain Nasution yang

Waspada/M.Thariq

KETUA Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Sumut Prof Dr Asmuni, MA menanam pohon di Ponpes KH A Dahlan.

Ponpes KH A Dahlan Cetak Generasi Tajdid PWM Tanam Bibit 2.500 Pohon MEDAN (Waspada): Pondok Pesantren (Ponpes) Modern KH Ahmad Dahlan Sipirok, Tapanuli Selatan, terus bergiat mencetak generasi-generasi tajdid atau pembaharu Islam dan pembangunan di Indonesia. Karena itu, revitalisasi pendidikan mulai dari segi manajerial, kurikulum, finansial dan jaringan pendidikan yang berwawasan global, menjadi prasyarat yang harus dilakukan para stakeholder pendidikan. Muhammadiyah sebagai organisasi yang memiliki amal usaha bidang pendidikan terbesar di Indonesia dan dunia, tak pelak menjadi gerbang terdepan dalam menggerakan dan menyiapkan perubahan dalam skala lokal, nasional, regional dan internasional. Hal itu disampaikan Ketua PW Muhammadiyah Sumatera Utara Prof Dr Asmuni MA dalam pidato yang mengawali acara penanaman bibit 2.500 pohon di lingkungan Ponpes KH A Dahlan tersebut, Sabtu (19/6). “Proses tajdid dimulai dari unsur pendidikan paling dasar. Karakteristik pendidikan Muhammadiyah adalah mencetak ulama-intelektual dan intelektual-ulama, bukan sekadar menyelenggarakan pendidikan semata,” kata Prof Asmuni di hadapan ribuan kader Muhammadiyah dan peserta didik di amal usaha pendidikan Muhammadiyah. Acara penanaman bibit pohon ini juga dihadiri oleh unsur pimpinan PWM Sumut seperti Korbid Ekonomi H Bahril Datuk S, Korbid Pemberdayaan Masyarakat, Hikmah-Kebijakan Publik dan Litbang PWM Sumut Shohibul Anshor Siregar, Ketua Majlis Dikdasmen Hidir Efendi Nasution, Ketua Majelis Pemberdayaan Ekonomi Darmansyah, Rektor UMTS H Mihwar Zaini, Ketua PDM Tapsel M Akhir Daulay, Ketua PDM Kota Sidimpuan, PD Aisiyah Tapsel, Pimpinan Cabang Muhammadyah Se-Kabupaten Tapsel, PC IMM Tapsel, dan organisasi-

organisasi kemahasiswaan UMTS dan pengurus Muhammadiyah lainnya. Revitalisasi pendidikan Sementara Koordinator Bidang Pemberdayaan Masyarakat, Hikmah dan Kebijakan Publik dan Litbang PWM Sumut Shohibul Anshor Siregar meyakinkan serangkaian gerakan menuju revitalisasi pendidikan di Sumut telah dilakukan secara intensif dan terencana. Ponpes KH A Dahlan yang merupakan Ponpes berpengaruh di kawasan Tapanuli, telah ditentukan menjadi salah satu titik strategis dalam gerakan revitalisasi pendidikan di Tapanuli Selatan, bersama dengan Universitas Muhammadiyah Tapanuli Selatan (UMTS). Kawasan lain menyusul di antaranya Ponpes Krasakan, Simalungun, Ponpes Aisyiyah Jalan Demak Medan dan Ponpes Muhammadiyah Kuala Madu, Langkat. “Acara ini menjadi penegas kalau seluruh komponen Muhammadiyah di Tapsel telah menunjukkan keikhlasan, sikap bekerjasama dan bersiap untuk gerakan tersebut,” tegas Shohibul. Menurut Siregar, Muhammadiyah di kawasan Tapanuli Selatan tidak lagi sekadar merumuskan hal-hal lokalistik seperti pemberdayaan ekonomi dan pendidikan masyarakat lokal, isu ibukota Tapanuli Selatan di Sipirok, Propinsi Sumatera Tenggara, dan isu-isu lainnya, melainkan secara matang menggodok pembangunan multi dimensi yang berkelanjutan termasuk mereduksi kesenjangan dan buruknya infrastruktur. Penanaman 2.500 bibit pohon yang pada tahap pertama terdiri dari pohon sengon, saga, trembesi dan beberapa jenis lain ini sendiri, merupakan bagian dari pengolahan lahan produktif Ponpes seluas 6 Ha yang menjadi program pemberdayaan ekonomi bekerjasama dengan lembaga pendidikan yang akan menjadi pola untuk dilakukan di berbagai tempat di Sumatera Utara. (m13)

Gatot Ajak KAHMI Perjuangkan DBH Perkebunan MEDAN (Waspada): Plt Gubernur Sumatera Utara Gatot Pujonugroho mengajak Kesatuan Alumni Himpunan Mahasiswa Islam (KAHMI) Sumut untuk berperan aktif memperjuangkan Dana Bagi Hasil (DBH) Perkebunan. Hal ini mengingat peran KAHMI yang strategis dalam mengemban peran tersebut dan akan menjadi kontribusi yang bermanfaat bagi pembangunan di Sumut. Hal ini dikatakan Plt Gubsu Gatot Pujonugroho saat menerima audiensi jajaran pengurus KAHMI Sumut, di ruang kerjanya, di Lantai 9 Kantor Gubernur Sumatera Utara, Jalan Diponegoro Medan, Jumat (10/6). “Perjuangan ini memang sudah menjadi salah satu prioritas Pemprovsu dan saat ini usulannya juga telah sampai kepada pemerintah pusat, karena itu akan lebih baik lagi jika KAHMI juga ikut memperjuangkannya,” kata Gatot. Gatot menyebutkan, jika DBH tersebut bisa didapatkan, maka akan semakin mendukung perwujudan Sumut sebagai sentra pertumbuhan ekonomi wilayah Sumut sesuai dengan Master Plan Percepatan, Perluasan dan Pertum-

buhan Ekonomi Indonesia (MP3I) yang sudah diluncurkan secara nasional belum lama ini. Selain itu, kata PLt Gubsu, Pemprovsu juga terus memperjuangkan adanya pembagian pendapatan dari Pungutan Ekspor (PE) yang sekarang ini bernama Bea Keluar (BK) Ekspor CPO. Pasalnya, Sumut sebagai salah satu daerah produsen dan pengekspor CPO nasional dianggap sangat layak menikmati hasil dari produksi perkebunan tersebut. Dalam kesempatan tersebut, Ketua KAHMI Sumut Rusdi Batubara mengatakan, KAHMI sudah menjadwalkan kegiatan seminar ilmiah terkait Perimbangan Keuangan DBH di Medan. Kegiatan yang direncanakan pada 25 Juni ini akan menghadirkan peserta dari stakeholder perkebunan di Sumut termasuk dari pemerintah kabupaten/kota dan SKPD terkait di Pemprovsu. “Kegiatan ini sebagai dukungan kami untuk percepatan pembangunan di Sumut,” katanya. Ketua Panitia Seminar Faisal Putera menyampaikan harapan besar dari panitia agar Plt Gubsu Gatot Pujonugroho hadir dan menjadi keynot speaker dalam seminar tersebut.(m28)

29 Juni Mubes BM-3 Sumut Waspada/Ist

PENYULUHAN hukum dan HAM oleh Kanwil Hukum Dan HAM Sumut diisi pembicara salah satunya Kepala Pusham Unimed Majda El Muhtaj (paling kanan). juga sebagai pembicara menyatakan, maraknya peredaran narkoba semakin menuntut sinerjitas seluruh elemen masyarakat dan pemerintah untuk mengantisipasi bahaya narkoba. Harus diingat narkoba bukanlah aib keluarga. Narkoba adalah aib nasional dan karenanya harus disadari salah satu langkah terbaik mencegahnya adalah dengan mengenalinya lingkungan sekitar dari perilaku menyimpang pengguna narkoba dan bahaya narkoba. Kegiatan ini dihadiri lebih

kurang 50 orang peserta unsur kepala desa dan staf di lingkungan Kecamatan Medan Johor. Khoiruddin Rangkuti, Sekcam Kecamatan Medan Johor menyambut baik kegiatan ini karena memberikan manfaat yang besar dalam membekali aparatur pemerintah, khususnya di Kecamatan Medan Johor. Kegiatan ini dimoderatori Juraini (Kabid. Pelayanan Hukum Kanwil Kemenkumham Sumut) dan didampingi staf Dartimnov Harahap dan Bulan Mahardika Subekti. (m13)

MEDAN (Waspada): Pelaksanaan Musyawarah Besar (Mubes) VI Badan Musyawarah Masyarakat Minang (BM-3) Sumatera Utara dijadwalkan 29 Juni 2011 di Hotel Garuda Plaza Jalan Sisingamangaraja Medan. Penegasan ini disampaikan Ketua Panitia Pelaksana (OC) Ahmad Arif didampingi Ketua Panitia Pengarah (SC) Prof. H. Zainuddin kepada wartawan seusai menggelar rapat di Hotel Garuda Plaza, Minggu (19/6) malam. “Berdasarkan hasil evaluasi dan pembahasan persiapan panitia disepakati pelaksanaan Mubes VI BM-3 Sumut dilangsungkan 29 Juni 2011 di Hotel Garuda Plaza,” ujar Arif. Menurut Arif, Mubes ini akan diikuti seluruh BM-3 kabupaten/kota Se-Sumatera Utara, seluruh luhak/puak di Sumatera Barat yang ada di Sumatera Utara, segenap pengurus BM3 Sumatera Utara dan seluruh elemen masyarakat Minang di daerah ini. “Kita berharap melalui Mubes ini dapat menghimpun segenap potensi dan aspirasi seluruh elemen masyarakat Minang di Sumatera Utara. Untuk itu kita akan melibatkan

semua unsur masyarakat Minang, sehingga nantinya akan melahirkan kepengurusan BM3 Sumut yang diharapkan semua pihak,” ujarnya. Arif mengatakan Mubes VI ini merupakan forum strategis dalam merencanakan dan menyusun program kerja BM-3 Sumut lima tahun ke depan. Selain itu wadah menyusun komposisi kepengurusan BM-3 Sumut masa bakti lima tahun mendatang. “Melalui Mubes ini kita harapkan akan melahirkan kepengurusan BM-3 Sumut yang dapat bekerja keras, bekerja cerdas dan bekerja ikhlas, guna mencapai target agar BM-3 Sumut benarbenar menjadi satu-satunya ‘payung panji’ masyarakat Minang se-Sumatera Utara,” ujar Arif yang juga Ketua Fraksi PAN DPRD Medan. Sementara Ketua Panitia Pengarah (SC) Prof. H. Zainuddin mengatakan hingga saat ini pihak panitia telah melakukan persiapan semaksimal mungkin, dengan harapan Mubes berlangsung dengan baik. “Dan kita sangat berharap kerjasama dengan luhak, puak dan BM-3 se-Sumut, agar saling berkordinasi terkait keikutsertaan mereka dalam Mubes,” ujarnya. (m49)


Otomotif

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

B5

Ban Serap Masih Dipertahankan Tidak seperti produsen mobil di AS yang mulai menghilangkan ban serep demi

efisiensi BBM, ATPM (Agen Tunggal Pemegang Merek) di tanah air bersikap untuk

mempertahankan ban serep pada mobil-mobilnya. “Menghilangkan ban ca-

Chevy Cruze Eco, pembeli harus memesan ban serap sebagai perlengkapan tambahan.

dangan seperti di Amerika, saya rasa itu belum lah dan saya rasa masih jauh sekali,” ujar Presdir PT Toyota-Astra Motor Johnny Darmawan yang juga merupakan salah satu Ketua Gaikindo (Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia) di sela-sela peluncuran diler Toyota ke-216 di Tangerang, Senin (20/6). Di AS, mobil Toyota yang sudah menghilangkan ban serep antara lain Toyota Sienna. Mobil ini tidak memiliki ban serep lagi karena sudah menerapkan ban canggih yakni run-flat tyre. Johnny pun menuturkan alasan kenapa di Indonesia belum bisa menerapkan kebijaksaan untuk menghilangkan ban cadangan. “Di sana (AS) bisa dilaksanakan seperti itu karena mereka telah memiliki infrastruktur yang baik, seperti jalanan yang

Recall Mazda3 Keluaran 2008 Mazda Motor Eropa mengumumkan akan me-recall (penarikan untuk perbaikan) salah satu produknya yakni Mazda 3 dan Mazda 3 MPS terkait kerusakan sistem

elektronik pada wiper depan. Mobil yang dikenal dengan sebut Mazda Axela di Jepang ini mengalami kerusakan tidak terlalu berat namun sangat menggangu kala berkendara

saat kondisi hujan. Penarikan dilakukan terhadap Mazda 3 keluaran Januari 2008 hingga Desember 2008 yang tercatat mencapai 91.588 mobil. Penggantian part wiper dan biaya perbaikan ditanggung pihak Mazda, jadi pemilik Mazda 3 yang mengalami kerusakan tinggal datang ke dealer dan menunggu mobilnya untuk diperbaiki. Generasi pertama Mazda 3 pertama kali muncul pada 2004 disusul generasi kedua pada 2010. Keduanya mendapat respon positif di tanah Eropa, terbukti dengan angka penjualan yang cukup tinggi. Chrysler Sementara, Chrysler menarik kembali lebih dari 11 ribu Mazda3. kendaraan model 2011 karena

masalah kemudi potensial. Beberapa kendaraan mungkin dibuat dengan baut pivot kolom kemudi hilang atau salah pasang, “ujar National Highway Traffic Safety Administration (NHTSA) dalam sebuah pernyataan di situsnya. Cacat tersebut dapat meningkatkan potensi cedera dalam kecelakaan frontal. Penarikan ini meliputi 11.351 kendaraan: Chrysler 200, Chrysler 200 convertible, Chrysler Town and Country, Dodge Avenger, Dodge Caliber, Dodge Grand Caravan, Dodge Journey, Dodge Nitro, Jeep Compass, Jeep Liberty, Jeep Patriot dan Jeep Wrangler. Kendaraan yang ditarik adalah buatan antara April dan Mei.(oz/in/m47)

bagus. Dan kita masih menuju ke sana,” kata Johnny. “Banyak infrastruktur kita yang masih belum memadai. Nanti apabila ada yang mengalami ban bocor bagaimana. Jadi saya rasa hal itu masih jauh untuk dilaksa-nakan di Indonesia,” ujar Johnny. Hal senada disampaikan Kiki Fajar, PR & Corporate Communications Manager GM Indonesia. Meski di AS Chevy Cruze sudah tak lagi memiliki ban serep untuk varian Eco, di Indonesia ban serep tetap merupakan fitur standar yang ada di setiap varian Cruze. “Saat ini kita belum (menghilangkan ban serep),” ujarnya. Memang ke depan, lanjutnya, ada wacana agar ban serep dilepas di mobil-mobil yang baru diproduksi. Ban serep diganti dengan alat-alat penggantian ban serep seperti dongkrak, portable compressor dan lain-lain. “Perkembangannya kan, kalau dulu ban serep konvensional, terus diganti ke compact spare tire, ke depannya akan jadi tire repair kit. Namun saat ini masih belum,” ujarnya. Sebelumnya telah banyak produsen mobil, terutama di AS, yang menghilangkan salah satu komponen yang cukup penting saat kondisi darurat yakni ban serep. Langkah ini seperti dilansir AOL Autos, dimaksudkan agar mengurangi bobot kendaraan dan meningkatkan efisiensi BBM. Alasannya, selain mengurangi bobot dan mengurangi konsumsi bahan bakar, langkah ini juga untuk mengeliminasi bahaya terserempet kendaraan lain seperti truk atau mobil biasa saat mengganti ban di jalan tol yang

Godaan Hyundai Elantra Hyunday memberi penawaran yang sulit ditolak konsumennya. All-new Hyundai Elantra menawarkan teknologi safety canggih, mesin efisien dan style kontemporer. Model ini sudah mulai dipasarkan di kawasan Pasifik termasuk Australia dan Selandia Baru. Hyundai Elantra menggunakan mesin 1.8 MPI yang dipasangkan dengan transmisi 6-speed manual atau 6-speed automatic. Mesin lima silinder ini masih memakai port fuel injection yang konvensional namun memproduksi daya maksimal 148hp dan torsi 177Nm. Statistis yang cukup impresif. Bandingkan dengan Cor o l l a A l t i s 1 4 0 h p d a n Chevrolet Cruze 139hp. Fitur standarnya termasuk electronic stability control, traction control, ABS, dan beragam alat bantu elektronis lainnya. Optionalnya meliputi system navigasi layar sentuh, koneksi iPod, pemanas kursi belakang dan sound system 172 watt atau 360watt. Elantra menjadi model paling kaya fitur di level harganya. “Di rancang Hyundai’s

North American Design Centre di Irvine California, Elantra menjadi etalasi filosofi disain ‘Fluidic Sculpture’. Disain ini membangun kesan gerakan konstan, garis-garis yang mengalir dengan potongan tegas, kontras dengan rumah roda berotot dan garis atap seamless. Hasilnya adalah sosok ramping dan aerodinamis. Lampu khas Hyundai yang berbentuk hexagonal dan tertarik kebelakang memberi Elantra wajah kompak dan atletis, “ kata Hyundai Australia. Interiornya menyajikan sentuhan disain baru yang dis eb ut ‘ Wi nd C ra ft’ ya ng menunjukkan kemampuan Hyundai meracik aneka mater ial dan bentuk untuk menjadi interior yang indah dan fungsional. Mungkin yang paling dibanggakan adalah penghargaan Top Safety Pick yang diberikan The Insurance Institute for Highway Safety (IIHS) karena berhasil mendapat nilai tertinggi dalam uji tabrak depan, tabrak samping, tabrak belakang, uji roll-over dan

dilengkapi dengan Electronic Stability Control. “Elantra melakukan penyempurnaan luarbiasa disisi safety dalam beberapa tahun, sehingga mobil ini sekarang bisa mendapat Top Safety Pick dari IIHS,” kata David Zuby, chief research officer IIHS. Menurut pakar keselamatan ini, Elantra berhasil mendisain crush zone dibagian depan yang lebih baik menyerap dan menjauhka aliran energi ke kompartemen penumpang, juga struktur kompartemen penumpang yang lebih kokoh plus atap yang lebih kuat untuk melindungi penumpangnya saat mobil terguling. (mks/m47)

padat. “Menghilangkan sesuatu yang penting seperti ban serep bukanlah keputusan yang kami buat dengan gampang,” u j a r D i r e k t u r G M Te r r y Connolly. Connoly yang merupakan direktur GM untuk urusan Tire and Wheel System ini menekankan selama ini sudah ada sistem pemantau tekanan ban yang bisa membantu pengendara kapan saat yang tepat untuk mengganti ban sebelum ban pecah di tengah jalan. GM kini tidak menyediakan ban serep untuk mobil Cruze yang beredar di AS sejak akhir tahun lalu. Sebagai gantinya, masyarakat yang ingin mendapatkan ban serep harus membayar US$ 100. Dan tahun ini sekitar 85 persen pembeli Cruze tetap menginginkan ban serep. Karena itu mereka memutuskan untuk kembali membuat ban serep sebagai perlengkapan standar di semua model Cruze kecuali versi Eco. “Masyarakat yang membeli Cruze versi Eco mencari efisiensi BBM, dan sebagai usaha kami mengurangi BBM, tidak ada ban serep di mobil Chevy Cruze Eco,” ujar Lesley Hettinger, juru bicara GM. GM menuturkan, menghilangkan ban serep mengurangi bobot kendaraan sampai 26 pounds atau sekitar 12 kg. Memang tidak membuat efisiensi BBM meningkat secara signifikan, namun GM menyiapkan 42 langkah di luar mengurangi ban serep agar konsumsi BBM berkurang 5 persen. Akibatnya Cruze Eco memiliki konsumsi BBM 16,5 km per liter. Lebih bagus dari Cruze standar yang hanya 15 km per liter. (dc/m47)

Toyota Motor Corp bakal melengkapi sistem hiburan terkemuka, milik Touch & Go untuk produk Yaris yang dijual di Eropa. Ini merupakan Yaris generasi ketiga yang baru akan diluncurkan September mendatang. “Yaris akan menjadi tonggak pengenalan sistem konektivitas multimedia dengan harga terjangkau,” kata Toyota, seperti dimuat laman Automotive News, pada akhir pekan. Sistem Touch & Go ini nantinya akan menjadi perlengkapan standar bagi produk-produk keluaran Toyota. Sistem ini memiliki layar 6.1 inci dengan teknologi layar sentuh dan menawarkan berbagai navigasi, termasuk layanan penghubung dan aplikasi mobile. Yaris ini akan dibangun di pabrik Toyota Valenciennes di Prancis, pabrik yang selama ini menghasilkan mobil-mobil Toyota untuk Eropa. Yaris akan hadir dalam dua pilihan mesin, 1,0 liter bertenaga 68 HP, serta 1,3 liter berdaya 93 HP. Dari sisi tampilan, Yaris kali ini berubah total dibanding pendahulunya. Mulai dari front bumper, grill, kap mesin, bodi samping, hingga ke rear bumper dan rear lamp. Semuanya dirancang ulang. Yaris setidaknya menyumbang 55.030 unit dari 219.789 unit penjualan Toyota di Eropa dalam empat bulan pertama ini. Sedangkan di AS, mobil ini tak begitu laku. Yaris hanya terjual 10.287 kendaraan hingga Mei, turun 50 persen dari lima bulan yang sama tahun 2010. (vvn/m47)

China Bujuk Warga Tukar Mobil Lama

Pemerintah China mengumumkan akan memberikan subsidi sampai Rp 23,6 juta bagi warganya yang ingin menukar kendaraan lama dengan kendaraan baru. Subsidi ini selain bertujuan untuk meningkatkan penjualan mobil di China juga untuk meningkatkan kualitas kendaraan yang digunakan warga China. Tidak hanya mobil penumpang saja, para warga yang ingin membeli kendaraan bus hingga truk pun siap diberi subsidi antara 11.000 yuan-18.000 yuan (Rp 14,4 juta-Rp 23,6 juta). Rencana tersebut diumumkan beberapa waktu lalu oleh Menteri Keuangan dan Perdagangan bertepatan dengan laporan bahwa penjualan kendaraan China turun sebesar 14 persen pada Mei dari bulan sebelumnya setelah bertahun-tahun mengalami pertumbuhan double digit. Langkah yang dilakukan oleh pemerintah China tersebut serupa dengan program Cash for Clunkers di AS yang berakhir tahun lalu. Di Amerika program ini berhasil meningkatkan penjualan sekaligus meremajakan mobil-mobil tidak ramah lingkungan dengan mobil baru yang jauh lebih irit dan ramah lingkungan. Namun para analis memprediksi program yang akan dijalankan di China tidak akan begitu berhasil mengingat subsidi yang terbilang kecil. Sebab dengan subsidi yang kecil tersebut para pemilik kendaraan akan lebih untuk menjual mobil lama milik mereka ke pasar mobil bekas. “Pemilik mobil dapat membuat lebih banyak uang di pasar mobil second. Jadi, kecuali mereka tidak bisa menjual kendaraan disana, aku ragu program ini akan berbuat banyak untuk meningkatkan penjualan,” kata Rao Da, Sekretaris Jenderal dari Asosiasi Mobil Penumpang China seperti dilansir pada akhir pekan (18/6). (dnew/dc/m47)

Hyundai Elantra.

Penjualan Honda Mobil Meningkat 78%

Honda berhasil membukukan penjualan sebesar 3.673 unit mobilnya di seluruh Indonesia pada Mei, atau meningkat sebesar 78,6% dibanding bulan sebelumnya yang tercatat 2.056 unit. New Honda Jazz yang baru diluncurkan pada tanggal 19

Mei 2011 memberikan kontribusi yang cukup signifikan terhadap penjualan Honda dengan penjualan sebanyak 2.697 unit. Hingga saat ini, Honda Jazz telah terjual 7.371 unit di seluruh Indonesia dan meraih pangsa pasar sebesar 32% pada kelas Hatchback. Di kelas SUV, Honda CRV pada sepanjang tahun ini telah mengumpulkan penjualan sebanyak 4.939 unit dengan pangsa pasar 26% di kelasnya. Penjualan New CR-V pada Mei lalu adalah 45 unit. Di kelas MPV, penjualan Honda Freed sejak Januari hingga Mei tercatat sebanyak 4.468 unit dan telah meraih pangsa pasar sebesar 12% di kelasnya. Honda Freed sendiri meraih penjualan sebanyak 485 unit di bulan Mei 2011. Sementara di kelas MPV premium, All New Honda

Odyssey telah terjual sebanyak 141 unit di tahun ini, dengan tambahan penjualan pada Mei lalu sebanyak 34 unit. Pada segmen sedan, New Full Size Honda Accord yang diluncurkan Februari 2011 lalu terus menunjukkan angka penjualan yang baik. Pada Mei sendiri, Honda New Full Size Accord telah berhasil terjual sebanyak 88 unit, menguasai pangsa pasar sebesar 25% pada kelas medium sedan. Dengan demikian, sedan premium Honda ini telah terjual sebanyak 653 unit di seluruh Indonesia. Sementara itu, New Honda Civic terjual sebanyak 98 unit pada Mei lalu. Dengan angka tersebut, Honda Civic telah terjual sebanyak 577 unit di seluruh Indonesia pada tahun 2011 dan menguasai pangsa pasar Indonesia sebesar 39%.

All New Honda City mencatat penjualan sebanyak 226 unit di Mei lalu, meningkat dibanding bulan sebelumnya yang terjual 218 unit. Hingga saat ini, All New Honda City telah meraih penjualan sebanyak 1.259 unit di seluruh Indonesia dengan pangsa pasar 35% di kelas mini sedan. Secara total, hingga Mei tahun 2011 ini, Honda telah mencatat penjualan sebanyak 19.408 unit mobil di seluruh wilayah Indonesia, dengan pangsa pasar 5,6%. “Penjualan Mei menunjukkan peningkatan yang cukup signifikan dibanding bulan sebelumnya, hal ini terutama didukung oleh penjualan New Honda Jazz yang diluncurkan Mei lalu,” jelas Jonfis Fandy, Marketing & Aftersales Service Director PT Honda Prospect Motor. (mkc/m47)

DAFTAR HARGA SEPEDA MOTOR:

Husqvarna WR 300.

Husqvarna WR300 Rilis Tahun Depan Husqvarna resmi mengeluarkan detail resmi tentang motor enduro untuk dirilis pada 2012 mendatang. Motor cross bernama Husqvarna WR300. Anak perusahaan dari BMW ini, memberikan motor dengan grafis baru, sasis baru berkelir hitam. Sementara itu ada beberapa komponen yang sama seperti TE250 dan TE310. Motor dengan model two-stroke menggunakan knalpot model LeoVince dengan frame yang sudah diperbarui. Kubu Husqvarna mengatakan, ahli mesin telah bekerja pada semua model untuk membuat motor dengan aliran tradisional hardcore. Teknisi berusaha meningkatkan respon mesin pada putaran mesin rendah.

Toyota Yaris.

Yaris Generasi Ketiga Tampil di Eropa

Pada dasarnya WR300 dan WR250 memiliki banyak kesamaan pada desain, sasis, lengan ayun dan suspensi. Bagian suspensi belakang menggunakan Kayaba 48mm. rem Brembo diameter 260 mm, dengan twin piston, dan disc belakang berukuran 220 mm. Mesin yang kuat, siap dengan perubahan throttle dan responsive, tapi tidak begitu meledak. Mesin berdasarkan thecrankcase dari WR250, menggunakan lubang silinder yang lebih besar (72 mm, kapasitas mesin 293,1cc). Semua bagian komponen pembakaran menggunakan kaburator Mikuni TMX38 dan V-Force. Performa dan kecepatan lima gearbox cukup baik di seluruh rentang tenaga mesin. (oz/m47)

HONDA: Revo 110 Fit Revo 110 SW Revo 110 CW Absolute Revo DX Revo Techno Scoopy Supra X 125 Jari jari Supra X 125 CW Supra X 125 Injec R Vario CW Vario Techno Std Vario Techno CBS Blade 110 CW Mega Pro Jari-jari Mega Pro Racing Tiger Racing CS 1 Beat CW Spacy Spoke Spacy CW CBR 250 Std CBR C-ABS SUZUKI Hayate

12.420.000 13.020.000 14.220.000 14.860.000 16.980.000 14.810.000 15.600.000 16.750.000 17.900.000 15.560.000 16.010.000 17.070.000 14.724.000 19.510.000 20.750.000 26.690.000 18.530.000 13.540.000 12.770.000 13.570.000 43.280.000 50.150.000 15.530.000

Shogun Axelo FL 125 SCD 15.300.000 Shogun Axelo FL 125 RCD 16.300.000 Shogun Axelo FL 125 RMCD 16.550.000 Satria FU 150CD 20.100.000 Spin UY 125S 12.925.000 Spin UY 125SC 13.500.000 Spin UY 125 Daytona 13.850.000 Sky Drive UK 125SC 14.400.000 Thunder EN 125KS 16.800.000 Titan FW 115D 11.875.000 Titan FW 115SD 12.975.000 Titan FW 115 SCD 14.050.000 Shogun FL 125 SD 14.625.000 Shogun FL 125 RCD 15.855.000 Shogun FL 125 RCMD 16.075.000 Shogun FL 125 RCDZ 16.305.000 Sky Wave UW 125 SC 15.430.000

YAMAHA: Vega ZR-DB 13.143.500 Mio 12.779.000 Mio CW 13.577.000 Mio Soul 14.601.000 Mio CW SE 14.569.000 Xeon 16.759.000 Jupiter Z 15.023.000 Jupiter Z CW 15.788.000 Jupiter Z CW SE 16.262.000 Jupiter MX CW 17.725.000 Jupiter MX AT CW 17.000.000 V-ixion 22.257.000 V-ixion SE 24.405.000 Byson 21.035.000 Scorpio Z CW 24.884.000 Lexam 16.814.000 (harga sewaktu-waktu dapat berubah) * Sumber main dealer di Medan

New Honda Jazz tetap memberikan kontribusi yang signifikan terhadap penjualan Honda.

TI

P

S

Berkendara Jarak Jauh

SAAT musim liburan atau saat cuti bersama, akan banyak bikers yang memanfaatkan momen tersebut untuk touring atau bepergian jauh. Namun perlu diingat, menempuh perjalanan jauh seperti itu penuh resiko. Oleh karenanya anda harus dibekali pengetahuan agar perjalanan berjalan lancar dan selamat sampai tujuan. Berikut adalah beberapa tips yang perlu anda diingat: 1. Hapali Frekuensi Stasiun Pengisian Bahan Bakar: Bahkan sebelum Anda mulai perjalanan, surfing the net atau bertanya kepada orang yang sering melakukan perjalanan untuk mengetahui frekuensi stasiun bahan bakar. 2. Periksa Tekanan Udara Ban: Tekanan udara dalam ban memiliki peran penting selama perjalanan jauh. Oleh karenanya pastikan tekanan ban diketahui dengan baik sepanjang perjalanan. 3. Perhatikan Kapasitas Bagasi: Isi bagasi atau bagasi (apapun) seminimal mungkin. Itu tidak berarti bahwa Anda harus meninggalkan sebagian besar barang-barang penting Anda di rumah. 4. Kecepatan Stabil: Cari kecepatan yang yang menurut anda terbaik dan merasa nyaman dengan kecepatan tersebut. Ini akan meningkatkan Anda untuk memiliki kontrol penuh terhadap sepeda Anda. 5. Pelajari Cara Menambal Ban: Ada banyak kemungkinan ban kuda besi anda tertusuk ketika bepergian. Siapkan bahan untuk penambal dan pelajari cara pemakaiannya. 6. Pilih kendaraan yang tepat: Adalah sangat penting bahwa Anda naik sepeda yang tepat. Jika Anda akan melakukan perjalanan lebih dari 1000 km, sebaiknya pilih motor dengan mesin sistem pendingin mesin atau punya pendingin oli. 7. Periksa lampu: Sebelum anda untuk memulai perjalanan, pastikan headlamp atau lampu utama, lampu belakang dan indikator bekerja dengan baik. 8. Perkakas dan Kotak P3K: Pastikan perkakas dan kotak P3K (Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan) ada di bagasi kendaraan sebagai tindakan preventif ketika melintasi di daerah terpencil kecil. 9. Istirahat: Dianjurkan untuk berhenti untuk mengistirahatkan tubuh. Berhenti istirahat untuk segelas air cukup untuk meregangkan otot. 10. Keselamatan adalah Prioritas Utama: Poin terakhir adalah tidak dianjurkan melakukan perjalanan jauh, memacu kendaraan dengan kecepatan tinggi dan selalu mengenakan helm. (bbg sumber/m47)


Nusantara

A6

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

Cicit Soeharto Tegar Hadapi Sidang Perdana JAKARTA (Waspada): Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Senin (20/6), menggelar sidang perdana kasus penggunaan narkoba dengan terdakwa cicit mantan Presiden Soeharto, Putri Ariyanti Hariwibowo. Sidang dipimpin Hakim Maman Abdurrahman. Sebelum menjalani sidang, Putri yang menggunakan kaos hitam mengaku tegar dan siap menerima hukuman. “Semua keluarga mendukung dan selalu mendoakan. Saya ingin sekolah lagi dan bisa bebas,” ujarnya. Terlihat juga ayah Putri, Ari Sigit dan Rieke Callebout (ibu tiri), yang datang satu jam lebih awal sebelum persidangan

dimulai. Mereka mengenakan pakaian berwarna putih. Putri berkisah bahwa ulang tahunnya yang ke-22 pada 9 Mei 2011 menyimpan kenangan yang tidak terlupakan. Hari bahagia itu terpaksa dia rayakan di dalam kamar penjara. “Ulang tahun ini menjadi kenangan di dalam penjara. Pengalaman dalam penjara membuat saya sempat drop waktu itu,” kata Putri. Meski merasa sedih, dia mengaku merasa terbantu karena mendapat dukungan dari teman-temannya. Berharap bisa bebas dan memperbaiki hidupnya. “Aku mau sekolah lagi,” imbuh Putri yang mengaku

belum memiliki kekasih itu. Putri Ariyanti tertangkap tangan menggunakan sabusabu di Hotel Maharani, Jakarta. Saat digerebek, Jumat dini hari 18 Maret 2011, Putri bersama beberapa tersangka lain yaitu GN dan satu anggota kepolisian ES. Polisi mengaku menyita narkoba sebesar 0,8 gram dari Putri. Jaksa penuntut umum mendakwa cicit mantan Presiden Soeharto telah melakukan permufakatan jahat untuk melakukan tindak pidana narkotika sebagaimana dimaksud dalam Pasal 112 ayat (1) UU No 35 tahun 2009 tentang Narkotika. (vvn)

Abu Tholut Diancam Hukuman Mati JAKARTA (Waspada): Jaksa Penuntut Umum (JPU) membacakan dakwan untuk tersangka kasus terorisme, Abu Tholut (foto). JPU mengancam Abu Tholut dengan hukuman mati atau penjara seumur hidup. “Ancaman hukumannya pidana mati atau pidana penjara seumur hidup,” kata Jaksa Bambang Suharyadi di PN Jakarta Barat, Senin (20/6). JPU menganggap Abu Tholut telah merencanakan dan menggerakkan orang untuk melakukan kegiatan terorisme di Aceh. Tholut, didakwa merencanakan pelatihan militer jaringan teroris di Pegunungan Jalin, Jantho, Aceh Besar awal 2010 yang lalu. Aktivitas itu dinilai

Antara

menyebabkan kekerasan dan rasa takut kepada masyarakat. JPU menjerat Abu Tholut dengan delapan pasal, yaitu Pasal 7 jo Pasal 14 , Pasal 9 jo Pasal 14, Pasal 7 jo Pasal 15, Pasal 9 jo Pasal 15, Pasal 15 jo Pasal 9, Pasal 13 huruf a, huruf b, dan hurufcUUNo15Tahun2003tentang

penetapan peraturan pemerintah Pengganti UU No 1 tahun 2002 tentang pemberantasan tindak pidana terorisme. Sementara itu, Abu Tholut mengatakan mengetahui semua dakwaan terhadap dirinya itu. Melalui pengacaranya, Tholut menyatakan akan mengajukan keberatan atas dakwaan itu. “Kami meminta hakim memberi kesempatan untuk menyampaikan nota keberatan, satu minggu dari sekarang,” kata pengacara Tholut, Asludin Had Tjani. Sidang lanjutan tindak pidana Abu Tholut akan dilanjutkan pada Senin 27 Juni 2011 dengan agenda pembacaan nota keberatan terdakwa. (vvn)

DPR Bahas Dugaan Pelanggaran HAM Atas Ruyati JAKARTA (Antara): Komisi III DPR RI segera membahas soal dugaan pelanggaran hak asasi manusia terhadap almarhum Ruyati binti Satubi, tenaga kerja Indonesia yang dihukum pancung di Arab Saudi. Wakil Ketua Komisi III DPR RI Aziz Syamsuddin kepada pers di Gedung DPR Jakarta Senin(20/6) mengatakan, apabila pleno Komisi III DPR RI menyetujui, komisi itu akan melakukan kunjungan ke kantor Kemenakertrans, Kemenlu, dan BNP2TKI. “Pemerintah kecolongan dalam hal melindungi segenap warga negara. Untuk itu, Komisi III DPR RI mempertimbangkan kunjungan ke lapangan kepada instansi terkait untuk mendengar langsung bagaimana perlindungan HAM kepada warga di luar negeri dilaksana-

kan. Rencana ini akan kita lakukan bila pleno menyetujui,” ujar Aziz Syamsuddin. Dikemukakannya, Komisi III DPR RI akan melakukan pleno dan membahas soal ada tidaknya pelanggaran HAM kepada Ruyati. “Kita ingin tahu bagaimana Kedutaan RI bekerja disana,” ujar Aziz. Menurut politisi Golkar ini, kejadian pancung itu merupakan peringatan keras bagi pemerintah yang dalam hal bertanggungjawab melindungi segenap warga negara Indonesia. “Kita berharap jajaran Kemenlu sigap dalam mengindentifikasi persoalan hukum yang dihadapi WNI di luar negeri. Apalagi TKI merupakan aset negara dan mempunyai kontribusi yang signifikan dalam mendatangkan devisa bagi negara. Simpati yang disampaikan oleh

Kemenlu tidaklah cukup,” ucap Aziz. Kasus ini, menurut Aziz, sebagai pintu masuk untuk memperbaiki kinerja para diplomat di semua kantor perwakilan RI di luar negeri dan untuk menyempurnakan mekanisme dan sistem pengiriman tenaga melalui BNP2TKI. Presiden SBY bersama para pembantunya harus menyikapi ini dengan serius. Karena parlemen dan masyarakat akan mempertanyakan bagaimana pembelaan yang seharusnya bisa dilakukan negara dalam kasus ini. Aziz mendesak Pemerintah RI untuk meminta penjelasan resmi kepada Pemerintah Saudi Arabia. Bagaimanapun WNI yang diputus bersalah berhak mendapat perlakuan sesuai konvensi internasional.

DPP Minta Kader Golkar Menangkan Eddy Syofian TEBINGTINGGI (Waspada):Wakil Sekretaris DPP Golkar, Ir Leo Nababan meminta seluruh kader bersatu dan merapatkan barisan agar bisa kembali merebut kemenangan Partai Golkar melalui sosok H Eddy Syofian. “Kenapa begitu banyak penzoliman dari kandidat lainnya terhadap calon walikota Eddy Syofian Purba? Sebab beliau adalah yang terbaik dan terbukti bisa melengkapi semua kebutuhan masyarakat kota ini,” katanya pada acara konsolidasi pemenangan tersebut di Hotel Safari Jalan Gatot Subroto Tebingtinggi, kemarin. Kata Leo, sosok Eddy Syofian ditakuti lawan dari segi manapun, karena selain Eddy Syofian seorang mantan PjWalikota Tebingtinggi yang berhasil memberikan rasa damai kepada semua warga, Eddy juga berhasil dalam membawa perubahan walau hanya sembilan bulan dua belas hari bertugas di kota itu. “Kita berharap seluruh kader bersatu, ikhlas dan kuatkan semangat dalam melawan ketidak adilan, mari kita raih kembali kemenangan di

pemungutan suara ulang nanti, sesuai amanah mulia dari Ketum DPP Golkar Aburizal Bakri dalam mensejahtrakan rakyat,’’ harapnya. Sementara itu Ketua DPD Partai Golkar Tebingtinggi HM Syafri Chap yang tidak hadir bisa hadir secara langsung, memberikan kata-kata semangat dan motivasi kepada seluruh kader Golkar melalui handphone yang disambung ke pengeras suara. Syafri Chap meminta kepada para semua kader agar terus mengawal pasangan Eddy – Hafas “Pejuang-pejuang kader harus merapatkan barisan dan bersatu padu dalam melahirkan hasil untuk kesejahteraan masyarakat Kota Tebingtinggi, sehingga pasangan nomor urut 4 bisa kembali menang atas ridho Tuhan,’’ pesan Syafri Chap. Sementara H Eddy Syofian didampingi H Hafas Fadillah mengaku bangga dengan soliditas dan kekompakan yang ditunjukkan tim pemenangan dari Partai Golkar dan Patriot. “Kita harus kompak, putra Tebingtinggi harus bersatu dan bertanggung jawab dalam me-

Antara

SIDANG PERDANA PUTRI: Cicit mantan presiden Soeharto, Putri Ariyanti Haryo Wibowo menjalani Sidang Perdana di PN Jakarta Selatan, Senin (20/6). Putri merupakan anak Ari Sigit disidangkan karena kepemilikan narkotika jenis sabu-sabu (foto kiri). Cucu mantan presiden Soeharto, Ari Sigit (kiri) bersama Rika Calebout (kedua kiri) dan Eno Sigit (ketiga kiri) hadir mengikuti sidang perdana Putri Ariyanti Haryo Wibowo.

Nazaruddin Tuding Pimpinan Banggar DPR Terima Rp8 M JAK ARTA ( Waspada): Mantan Bendahara Umum Partai Demokrat Nazaruddin kembali melontarkan pernyataan terkait kasus suap sesmenpora. Menurut Nazaruddin, Wakil Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR-RI dari Fraksi Partai Demokrat (FPD), Mirwan Amir menerima senilai Rp8 miliar yang disebutkan dibagikan kepada pimpinan Banggar. Nazaruddin mengakui, Angelina dan Wayan Koster hanya digunakan sebagai jalur lalu lintas saja. Mereka berdua tidak turut menikmati

suap tersebut. “Mirwan yang menikmatinya bersama dengan semua pimpinan Banggar lainnya. Uang sebanyak Rp8 miliar dibagibagikan,” ujar Nazaruddin dalam pesannya di Blackberry Masangger, Senin (20/6). Untuk itu Nazaruddin meminta KPK segera memanggil Mirwan Amir dan meminta Tim Pencari Fakta (TPF) yang dibentuk fraksinya membuka keterangan Angelina Sondakh mengenai aliran uang proyek SEA Games di Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora). “Saya minta teman-teman di TPF harus jelaskan sesuai

Waspada/Ist

berencana melaporkan tiga pimpinan Banggar ke Badan Kehormatan (BK) DPR. Wa Ode mengadukan tiga pimpinan Banggar tersebut atas tindakan menerima pengaduan dari daerah yang menyebutkan Wa Ode meminta dana Rp800 juta dari daerah-daerah tanpa menunjukkan bukti. Tiga pimpinan yang dilaporkan ialah Ketua Banggar Melchias Marcus Mekeng (Golkar), serta dua wakil ketua, yakni Olly Dondokambey (PDIP) dan Tamsil Linrung (PKS). “Suratnya sudah dibuat dan staf saya menyerahkan ke BK besok (hari ini),” kata Wa Ode. (aya)

Parlindungan Purba Temui Jusuf Kalla

KETUA PMI Pusat Jusuf Kalla saat menerima audiensi Ketua PDDI Sumatera Utara Parlindungan Purba di Kantor PMI Pusat Jakarta, baru-baru ini.

DPR Minta Presiden Tegur Menkeu JAKARTA (Waspada): Presiden Susilo Bambang Yudhyono diminta menegur Menteri Keuangan (Menkeu) Agus Martowardoyo, sebab tetap ngotot membeli sisa divestasi saham PT Newmont Nusa Tenggara (NNT) sebesar 7 persen, dengan dana PIP(Pusat Investasi Pemerintah). “Kita mendesak pembelian dibatalkan, karena illegal. Jika tidak, Presiden SBY dianggap membiarkan terjadinya pelanggaran UU oleh pembantunya. Presiden dapat juga dimintai pertanggungjawaban soal ini oleh DPR,” paparWakil Ketua Komisi XI DPR RI, Harry Azhar Azis di Jakarta, Minggu (19/6). Upaya melibatkan Presiden, menurut politisi dari Partai Golkar ini, karena DPR sudah beberapa kali mengingatkan Menkeu dalam rapat khusus membahas soal Newmont, tapi yang bersangkutan tetap saja ngotot. “Upaya menghentikan langkah Menkeu ya, melalui Presiden, karena dia kan pembantunya,” tambahnya. Untuk membahas pelibatan Presiden SBY, kata Harry, DPR telah menggelar rapat konsultasi antara Pimpinan Komisi VII dan Komisi XI dengan Pimpinan DPR, pada Jumat (17/6) siang. Salah satu keputusannya yakni meminta DPR menulis surat resmi kepada Presiden dan mengundangnya untuk hadir dalam rapat konsultasi DPR khusus soal pembelian 7 persen saham Newmont. “Kita berharap presiden datang dalam rapat konsultasi, sehingga tercapai solusi terbaik yakni menyerahkan sisa 7 persen saham itu pada Pemerintah Daerah. Sebelumnya, DPR melalui keputusan rapat gabungan Komisi VII dan Komisi XI pada 12 Mei 2011 memutuskan pembelian saham Newmont tidak boleh dengan menggunakan dana PIP, jika tetap dilkaksanakan berarti ilegal. (aya)

Kritik Masyarakat Bentuk Kepercayaan Pada Demokrat

PASANGAN H Eddy Syofian – Hafaz Fadillah Nomor Urut 4 memberikan sambutan pada acara konsolidasi pemenangan pasangan Calon Walikota Tebingtinggi periode 2011-2016 di Hotel Safari Jalan Gatot Subroto Tebingtinggi.

mau menghadiri undangan wartawan DPR. Banggar sendiri dicurigai banyak pihak adalah lembaga di DPR yang paling banyak bermain anggaran. Semua anggaran yang disetujui harus keluar komisinya sebesar 7-10 persen. Untuk itulah sebenarnya wartawan ingin mengklarifikasinya namun tidak pernah ditanggapi oleh pimpinan Banggar. Terkait tudingan Nazaruddin itu, baik Angelina Sondakh dan Mirwan Amir melalui pernyataan yang dikeluarkan elite PD sudah membantah. Anggota Banggar Wa Ode Nurhayati (F-PAN) sebelumnya

Donor Darah Jaga Kesehatan Tubuh

Waspada/Ist

nentukan masa depan dan kesejahteraan bersama,’’ ajaknya. Eddy juga mengaku masih ingat dengan pesan Syafri Chap sepuluh tahun lalu untuk pulang dalam membangun kampung halaman, “Kakanda Syafri Chap adalah pejuang rakyat yang patut kita contoh dan banggakan, beliau peduli rakyat, dan beliau menginginkan agar nomor urut 4 tetap menang di pemungutan suara ulang nanti, untuk mewujudkan cita-cita tersebut, mari kita beramai-ramai mendatangi TPS untuk memilih yang terbaik pada tanggal 28 Juni nanti,’’ katanya. Tampak hadir Hadir Wakil Sekretaris DPP Golkar Ir Leo Nababan, Sekretaris Golkar Tebingtinggi Mahyan Zuhri Efendi, Ketua Partai Patriot Tebingtinggi Hendra Gunawan, SE, Sekretaris Golkar Sumut Hardi Mulyono, Amas Muda, SH, Pahala Sitorus, SH, Ketua Team Pemenangan Azwar Siban, Ketua GM FKPPI Lukas Fery Tarigan, H Ngemat Sitepu, Ketua AMPI Manumbuk dan seluruh kader dan pengurus Partai Golkar dan Patriot se Kota Tebingtinggi. (m07)

fakta, jangan ditambahkan dan jangan dikurangi, sesuai apa yang disampaikan Angelina ke TPF,” tambahnya. Ketua Fraksi FPD Muhammad Jafar Hafsah tidak bisa dikonfirmasikan wartawan sebab telepon maupun SMS yang dikirimkan wartawan tidak dijawab. Pimpinan Banggar sendiri selama ini juga terlihat bungkam. Koordinatoriat wartawan pressroom DPR RI, pun sudah tercatat tiga kali mengundang pimpinan Banggar itu untuk memanfaatkan ruang dialektika wartawan, namun dengan berbagai alasan, mereka tidak

JAKARTA (Waspada): Wakil Sekretaris Jendral Partai Demokrat Saan Mustopa berpendapat, kritik bertubi-tubi ke Partai Demokrat merupakan bentuk perhatian dan kasih sayang masyarakat. Karena itu Partai Demokrat selalu merespon baik kritikan masyarakat itu dengan melakukan langkah-langkah penyelesaian yang sesuai aturan dan norma yang ada. “Kritikan masyarakat itu merupakan kepercayaan pada kami. Kalau masyarakat tidak peduli tentunya tidak akan mengkritik kami,” ujar Saan di Jakarta, Minggu (19/6). Menurutnya, masyarakat enggan mengkritik partai lainnya karena sudah lelah dan tidak pernah didengarkan. Berbeda dengan PD yang langsung merespon sepenuhnya kritik masyarakat dengan langkah-langkah yang nyata. Kritikan masyarakat itu menurut Saan sekaligus merupakan harapan masyarakat agar PD bisa menyelesaikan kasus-kasus korupsi yang ada, baik di lingkungan birokrasi maupun partai politik. Sementara itu Pengamat Politik dari Universitas Indonesia Boni Hargens menilai saat ini adalah momentum yang tepat buat SBY dan PD untuk melakukan tindakan yang tegas terhadap para koruptor. Kondisi PD yang terpuruk dengan berbagai skandal korupsi harus dijawab dengan melakukan langkah-langkah yang tegas teradap para koruptor tanpa pandang bulu. (aya)

MEDAN (Waspada): Mendonorkan darah secara rutin akan menjaga kesehatan tubuh. Karena itu, masyarakat tidak perlu takut mendonorkan darahnya secara sukarela. Selain bermanfaat bagi kesehatan, donor darah juga bertujuan membantu sesama manusia. Demikian ditegaskan Ketua Palang Merah Indonesia (PMI) Pusat Jusuf Kalla saat menerima audiensi Ketua Perhimpunan Donor Darah Indonesia (PDDI) Sumatera Utara Parlindungan Purba, SH, MM di Kantor PMI Pusat Jakarta, baru-baru ini. Jusuf Kalla menyampaikan keprihatinannya tentang minimnya stok darah di PMI Daerah Sumatera Utara. Sebagaimana diketahui, kebutuhan darah di Sumatera Utara mencapai 100 kantong per hari. Dari jumlah tersebut, PMI hanya mampu memenuhi 30 persen. Sedangkan 70 persen lagi dipenuhi melalui donor keluarga dan donor pengganti. Pada kesempatan itu, Parlindungan menyampaikan kepada Jusuf Kalla bahwa kegiatan donor darah semakin sering dilaksanakan di Sumut. Selain memenuhi kebutuhan darah, kegiatan sosial tersebut sebagai sosialisasi bahwa kegiatan donor darah juga memberikan dampak positif kepada tubuh bila dilakukan secara teratur. Parlindungan, yang juga anggota DPD RI asal Su-mut

menjelaskan, pengurus PDDI Sumut telah beraudensi dengan Kapolda Sumut dan Panglima Kodam I Bukit Barisan guna mengadakan kerjasama dalam melaksanakan kegiatan donor darah di instansi masing-masing. Perhimpunan Donor Darah Indonesia merupakan organisasi sosial kemasyarakatan yang mandiri serta merupakan wadah persatuan dan kesatuan dari para donor darah sukarela di Indonesia. Salah satu tujuan Perhimpunan Donor Darah Indonesia adalah membangkitkan kesadaran masyarakat menyumbangkan darahnya secara sukarela demi kemanusiaan guna membantu PMI sebagai penanggung jawab pengelola transfusi darah. PDDI Sumut sering melaksanakan kegiatan donor darah bekerjasama dengan pemerintah kabupaten/kota dan Provinsi Sumut, serta pihak swasta baik perusahaan-perusahaan maupun lembaga sosial seperti Lions Club dan Rotary Club. Bahkan, lanjut Parlindungan, setiap perayaan ulang tahun kabupaten/kota dan Provinsi Sumut, dilaksanakan kegiatan donor darah. Dengan demikian, donor darah semakin tersosialisasi dengan baik di Sumatera Utara. Saat ini, Perhimpunan Donor Darah Indonesia melakukan kampanye donor darah di sekolah-sekolah, perguruan

tinggi swasta dan negeri yang ada di Sumatera Utara serta Kopertis Wilayah I. Tujuannya untuk mensosialisasikan manfaat dari donor darah itu sendiri dan membudayakan donor darah menjadi sebuah gaya hidup, karena donor darah tersebut berfungsi untuk menjaga kesehatan. Selain sekolah dan kampus, PDDI juga menjalin kerjasama dengan tokoh agama dan tokoh masyarakat, para usahawan dan lembaga sosial masyarakat. Diharapkan setiap lapisan masyarakat dapat berpartisipasi menutupi kekurangan darah di Sumatera Utara. Ironisnya, kendati kegiatan donor darah sudah dilaksanakan, namun stok darah di Sumut baru dapat terpenuhi sebesar 30 persen. Audiensi yang dilakukan Parlindungan ini merupakan pertemuan yang kedua. Audiensi pertama dilakukan tahun 2010, sebelum pelaksanaan kegiatan Gebyar Donor Darah Sumatera Utara. Kegiatan Gebyar Donor Darah Sumatera Utara 2010 berlangsung sukses. Sosialisasi ini juga dilakukan melalui media cetak dan radioradio di Sumatera Utara. JK menyambut baik usaha yang dilakukan PDDI di Sumatera Utara. “Saya berharap PDDI Sumatera Utara terus melakukan kerjasama yang baik dengan PMI Sumatera Utara,” demikian JK. (m25)

Perempuan LIRA Kerja Sama Dengan Federasi NGO JAKARTA (Waspada): Ketua Umum Perempuan Lumbung Informasi Rakyat (LIRA) Hj Siti Mariani, S.Sos, MM menandatangani kerja sama dengan Federasi NGO Indonesia sebagai tindak lanjut untuk meningkatkan peranan perempuan Indonesia di berbagai bidang. Penandatanganan itu berlangsung di Graha LIRA Tebet Jakarta Selatan, Minggu (19/6) bertepatan dengan HUT ke-6 LIRA sekaligus pengukuhan Barisan Bela Negara yang diprakasai lembaga LIRA. Siti Mariani yang juga ketua panitia HUT LIRA mengatakan, dengan usia LIRA yang masih muda, namun ingin berperan tidak hanya memberantas korupsi seperti kiprah LIRA yang dilakukan selama ini. Kerjasama dengan Federasi NGO, menurut dia, sebagai langkah Perempuan LIRA untuk meningkatkan kaum perempuan Indonesia yang bekerja sama dengan kalangan lembaga swadaya masyarakat (LSM) di Indonesia. LIRA dan lembaga Perempuan LIRA, tambah Siti Mariani, saat ini sudah mengembangkan sayap organisasi yang telah mengukuhkan Barisan Bela Nega-

ra. Selain itu LIRA juga sudah membentuk sayap LIRA Sport yang salah satu anggotanya adalah pebulutangkis yang mengharum bangsa yakni Verawaty Fajrin. Dengan adanya pengembangan sayap organisasi, peranan LIRA bermaksud membantu menjadi partner pemerintah di pusat maupun di daerah untuk kepentingan bangsa sesuai bidangnya. “Di Sumatera Utara juga akan diresmikan pengukuhan Barisan Bela

Negara,” kata Siti Mariani. Dalam hubungan itu, Ketua Umum LIRA Yusuf Rizal mengatakan, LIRA tidak akan menjadi partai politik, meskipun LIRA sudah mempunyai di 33 provinsi dan 417 cabang di kabupaten/kota. “LIRA tetap akan menjadi pembela NKRI yang anti korupsi dan akan meningkatkan peranannya melalui pemberdayaan ekonomi untuk kesejahteraan rakyat,” kataYusuf Rizal. (j07)

Waspada/Ist

KETUA DPP Perempuan LIRA Hj Siti Mariani saat memperlihatkan surat kerjasama dengan Federasi NGO Indonesia di Graha LIRA Tebet, Jakarta Selatan, Minggu (19/6).


Medan Metropolitan

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

A5

Kasus Penembakan, Judi Dan Soda Api Jadi Prioritas Kapolresta Sertijab Tiga Kasat Dan Satu Kapolsek MEDAN (Waspada): Kapolresta Medan Kombes Tagam Sinaga menegaskan pejabat yang baru dilantik, harus memprioritaskan kasus penembakan A Wie dan Dora Halim dan penyiraman soda api terhadap Masfar Sikumbang karena pelaku utama dari kedua kasus tersebut belum tertangkap. Prioritas lainnya adalah pemberantasan judi. “Pelaku utama kedua kasus tersebut belum tertangkap walau sudah dibuat DPO,” tegas Tagam Sinaga, usai melaksanakan serah terima jabatan (sertijab) tiga Kasat dan satu Kapolsek di lapangan upacara Polresta Medan, Senin (20/6) pagi. Para Kasat yang menjalani sertijab yakni Kasat Reskrim AKP M Yoris MY Marzuki yang sebelumnya menjabat Kasat Reskrim Polres Asahan menggantikan Kompol Fadillah Zulkarnain yang dimutasi menjadi Kanit 2 Subdit III Dit Reskrimun Poldasu. Kasat Narkoba Kompol Juli

Agung Pramono yang sebelumnya menjabat Kanit 4 Dit Res Narkoba Poldasu menggantikan KompolAmrySiahaan yangmendapat promosi jabatan sebagai Wakapolres Simalungun. Kemudian, Kasat Pam Obvit Kompol Jean C Simanjuntak yang sebelumnya menjabat Kabag Ops Polres Tapanuli Tengah menggantikan Kompol Budiman Bostang Panjaitan yang dipromosikan menjadi Wakapolres Asahan. Kapolsek Medan Barat AKP Nasrun Pasaribu menggantikan Kompol Arke F Ambat Sik yang pindah tugas ke Poldasu.

Tewas Akibat Tabrak Lari MEDAN (Waspada): Seorang pria pengendara sepedamotor BK 2191 DI ditemukan tewas di ruas Jln. Jamin Ginting Km 4950 Desa Bandar Baru, Kecamatan Sibolangit, Jumat (17/6). Diduga, pria tersebut adalah korban tabrak lari. Informasi yang diperoleh Waspada dari petugas Pos Lantas Pancurbatu, korban diketahui bernama Kurmain, 32, warga Jln. Flamboyan, Desa Bandar Baru, Kecamatan Sibolangit. Saat ditemukan, jenazah korban dalam kondisi mengenaskan. Peristiwa itu diperkirakan terjadi sekira pukul 12:00. Saat itu, korban bermaksud istirahat dan makan siang setelah mengejarkan proyek pembangunan parit di Desa Bandar Baru. Saat melintas di Jln. Jamin Ginting Km 49-50, tiba-tiba datang mobil angkutan umum dari arah Tanah Karo menuju Medan. Setahu bagaimana, sepedamotor korban bertabrakan dengan mobil angkutan umum tersebut ketika berpapasan di lokasi kejadian. Akibatnya, korban tewas di tempat dengan kondisi mengenaskan. Masyarakat setempat yang mengetahui kejadian itu segera melaporkannya kepada pihak kepolisian. Untuk pengusutan lebih lanjut, petugas Pos Lantas Pancurbatu mengevakuasi mayat korban ke RSUP H. Adam Malik. Dalam kasus itu, polisi mengamankan sepedamotor milik korban dan memburon sopir angkutan umum yang melarikan diri setelah menabrak korban. (m40)

Jadwal Penerbangan Di Bandara Polonia No. Penerbangan Ke Flight

Pukul

Tiba Dari

Flight

Pukul

GARUDA INDONESIA 1 Jakarta GA-181 2 Jakarta GA-183 3 Jakarta GA-185 4 Jakarta GA-187 5 Jakarta GA-189 6 Jakarta GA-191 7 Jakarta GA-193 8 Jakarta GA-147 9 Jakarta GA-195 10 Banda Aceh GA-142 11 Banda Aceh GA-14.6

05.30 08.40 10.45 11.55 13.55 15.45 18.35 18.30 19.50 09.40 14.50

Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Banda Aceh Banda Aceh

GA-180 GA-182 GA-184 GA-186 GA-146 GA-188 GA-190 GA-192 GA-196 GA-143 GA-147

07.55 08.55 11.10 13.00 14.05 15.10 17.50 19.05 21.35 12.25 17.45

CITILINK 1 Jakarta 2 Jakarta

09.45 19.00

Jakarta Jakarta

GA-040 GA-044

09.15 18.30

06.15 09.40 08.05 17.55 10.05 18.25 21.20 13.30 15.05 14.30

Kuala Lumpur Kuala Lumpur Kuala Lumpur Kuala Lumpur Penang Penang Kuala Lumpur Jakarta Bangkok (2,4,6) Hongkong (1,3,5,7)

QZ-8051 QZ-8055 AK-450 AK-454 QZ-8073 AK-5836 AK-456 QZ-7502 QZ-8085 QZ-7431

08.40 12.05 07.35 17.30 09.40 18.00 20.55 13.05 20.10 23.15

Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Penang Penang Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Surabay Surabaya Banda Aceh Batam

JT-380 JT-300 JT-394 JT-302 JT-210 JT-200 JT-204 JT-398 JT-382 JT-384 JT-202 JT-212 JT-396 JT- 8289 JT-8287 JT-206 JT-208 JT-388 JT-308 JT-218 JT-971 JT-973 JT-397 JT-970

08.20 09.20 10.20 11.20 11.50 12.20 13.20 14.20 15.20 16.20 17.20 17.50 18.20 11.35 15.00 19.20 20.20 21.55 22.20 23.20 12.16 15.55 07.40 12.15

GA-041 GA-045

AIR ASIA 1 Kuala Lumpur QZ-8050 2 Kuala Lumpur QZ- 8054 3 Kuala Lumpur AK- 451 4 Kuala Lumpur AK-455 5 Penang QZ-8072 6 Penang AK-5937 8 Kuala Lumpur AK-457 9 Jakarta QZ-7503 10 Bangkok (1,4,6) QZ-8084 11 Hongkong (1,3,5,7) QZ-7.430 LION AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Jakarta 5 Jakarta 6 Jakarta 7 Jakarta 8 Jakarta 9 Jakarta 10 Jakarta 11 Jakarta 12 Jakartaa 13 Jakarta 14 Penang 15 Penang 16 Jakarta 17 Jakarta 18 Jakarta 19 Jakarta 20 Jakarta 21 Surabaya 22 Surabaya 23 Banda Aceh 24 Batam

JT- 211 JT- 381 JT- 397 JT- 207 JT- 301 JT- 395 JT- 303 JT- 213 JT-201 JT- 387 JT-399 JT-383 JT-205 JT-8288 JT-8286 JT-385 JT-203 JT-215 JT-309 JT-209 JT-972 JT-972 JT-396 JT 970

06.00 07.00 08.20 09.00 10.00 11.00 12.00 12.30 13.00 14.00 15.00 16.00 16.35 09.10 12.30 17.00 18.00 18.30 20,00 21.00 07.00 12.55 19.00 07.00

MALAYSIA 1 Kuala Lumpur MH-861 2 Kuala Lumpur MH-865

09.05 15.45

Kuala Lumpur MH-860 08.25 Kuala Lumpur MH-864 15.00

SILK AIR 1 Singapura 2 Singapura 3 Singapura (7)

MI-233 MI-237 MI-241

08.40 20.35 21.05

Singapura Singapura Singapura (7)

MI-232 MI-238 MI-242

07.50 19.50 20.00

VALUAIR 1 Singapura (4,7) VF-582 2 Singapura (1,3,6) VF-584

09.35 17.25

Singapura (4.7) VF-581 Singapura (1,3,6) VF-583

09.10 17.50

BATAVIA AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Batam

Y6-592 Y6-594 Y6-596 7P-568

10.10 16.15 20.00 13.00

Jakarta Jakarta Jakarta Batam

Y6-591 Y6-593 Y6-595 7P-567

09.55 18.30 19.20 11.05

SRIWIJAYA AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Batam 4 Pekanbaru 5 Pekanbaru 6 Banda Aceh 7 Penang 8 Padang

SJ-015 SJ-011 SJ-035 SJ-043 SJ-041 SJ-010 SJ-102 SJ-021

13.25 15.00 16.20 10.20 16.00 11.55 07.20 15.25

Jakarta Jakarta Batam Pekanbaru Pekanbaru Banda Aceh Penang Padang

SJ-010 SJ-016 SJ-034 SJ-042 SJ-040 SJ-011 SJ-103 SJ-020

11.20 18.35 15.45 12.50 15.25 13.25 10. 00 14.50

13.15 11.00

Subang Penang

FY-3412 FY-3402

SRIWIJAYA AIR 1 Subang FY -3413 2 Penang FY- 34.03

12.56 10.40

(m32/m41)

Selain kasus tersebut, kata Tagam, masalah judi tetap menjadi prioritas utama Sat Reskrim. “Judi di Medan harus tetap diberantas habis dan seluruh jajaran diminta menindak tegas pelaku judi. Kota Medan harus bersih dari judi bila ada oknum polisinya akan kita tindak tegas,” jelasnya. Selain itu, lanjutnya, Kasat Narkoba yang baru Kompol Juli Agung Pramono harus memberantas peredaran narkoba di Medan. “Tangkap bandar besarnya, jangan cuma menangkap pengedarnya saja,” tegas Tagam. Sementara itu, dalam amanatnya Tagam mengharapkan para personel Polresta Medan

mempedomani aturan dan peraturan dalam melaksanakan tugas. Mengingat tugas pokok Polri sebagai pelindung, pengayom dan pelayan masyarakat serta penegakan hukum guna terciptanya situasi Kamtibmas yang kondusif. Serah terima jabatan dan alih tugas pejabat di lingkungan Polresta Medan menggambarkan organisasi Polri merupakan organisasi yang dinamis. “Sertijab ini dilakukan dalam upaya memelihara, meningkatkan kinerja organisasi dan sebagai salah satu sistem penilaian karier, selain pengalaman tugas bagi personel bersangkutan,” jelas Tagam.

Perlu dicermati, lanjut Tagam, munculnya faktor morelatif kriminogen antara lain dampak penanganan kasus prioritas oleh Polri maupun instansi aparat penegak hukum lain dalam menangani kasus prioritas diharapkan adanya kerja sama yang baik antara Polri dan masyarakat dengan cara menggalang tokoh masyarakat, pemuda, mahasiswa, LSM, tokoh adat, radikal dan lainnya. “Bina hubungan yang harmonis antara Polri dan instansi terkait dengan baik karena di dalam tugas, kita tidak dapat bekerja sendiri dan membutuhkan kordinasi serta kebersamaan,” demikian Tagam. (m39)

Dua Pengisap Ganja Diringkus MEDAN (Waspada): Petugas Polsekta Percut Seituan meringkus dua buruh bangunan yang sedang asyik mengisap rokok bercampur daun ganja kering di areal pekuburan muslim Pasar X, Desa Bandarklippa, Kecamatan Percut Seituan, Senin (20/6). Dari tersangka AS, 24, dan Pu, 32, keduanya warga Pasar X, Bandarklippa, disita empat amplop daun ganja kering siap pakai sebagai barang bukti. Informasi yang diperoleh di kepolisian menyebutka, sekira pukul 15:00, kedua tersangka AS dan Pu berada di areal pekuburan muslim sembari mengisap rokok. Keberadaan kedua pecandu ganja tersebut ternyata diamdiam diketahui oleh warga, apalagi tercium aroma asap rokok bercampur ganja. Kemudian warga melaporkan keberadaan kedua buruh bangunan tersebut kepada polisi. Petugas Reskrim Polsekta Percut Seituan langsung turun ke lokasi pekuburan menangkap kedua tersangka. Ketika diperiksa dari mereka ditemukan 4 amplop daun ganja yang belum

dikonsumsi, sedangkan sebungkus lagi sudah dikonsumsi. Hasil pemeriksaan sementara, tersangka AS mengaku mengisap rokok bercampur ganja karena belum ada mendapat borongan kerja sebagai buruh bangunan. “Karena belum ada kerjaan, kami berdua ngisap

rokok campur ganja,” ujarnya. Kapolsekta Percut Seituan Kompol Maringan Simanjuntak mengatakan, kedua tersangka ditangkap bersama barang buktinya4amplopganja.“Mereka sedang asyik ngisap ganja namun tak menyadari kalau lokasinya digerebek polisi,” katanya. (h04)

Waspada/Andi Aria Tirtayasa

PETUGAS Reskrim Polsekta Percut Seituan memperlihatkan amplop daun ganja kering yang disita dari kedua tersangka AS dan Pu, di Mapolsekta Percut Seituan, Senin (20/6).

Empat Tersangka Korupsi Anggaran RUTRK Dikirim Ke Jaksa MEDAN (Waspada): Empat dari enam tersangka dugaan korupsi anggaran Rancangan Umum Tata Ruang Kota Medan (RUTRK) senilai Rp4,3 miliar dilimpahkan ke Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara, Senin (20/6), setelah sempat tertunda beberapa hari. Kasubdit III Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Poldasu AKBP Verdy Kalele kepada wartawan, Senin (20/6) mengatakan, pelimpahan itu setelah penyidik melengkapi barang bukti dan keterangan saksi sesuai petunjuk kejaksaan. Ke empatnya yakni, Asisten Ekonomi Pembangunan Pemko Medan yang saat itu menja-

bat Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kota Medan dan Pengguna Anggaran (PA) Harmes Joni, Susi Anggraini selaku Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) serta dua rekanan proyek, Fajrif H Bustami selaku Direktur PT Indak Karya (Penyedia Jasa) dan Gatot Suhariyono selaku PT Indah Karya. Sedangkan dua tersangka lagi, Syarifah Chairunnisa selaku orang yang mencairkan dana ke rekening PT Assaka Alif Enggenering dan Said Abdullah selaku direktur PT Assaka Alif Enggenering berkasnya masih dilengkapi. Terkait kasus itu, penyidik telah memintai keterangan 38

saksi dari panitia tender dan dua saksi ahli termasuk penyitaan barang bukti berupa dokumen/ surat-surat yang berhubungan dengan kasus tersebut. Kepala Humas Kejatisu Edi Irsan Tarigan, SH membenarkan menerima tersangka korupsi master plan kota Medan dari penyidik Poldasu. Ditanya nama tersangkanyan, Edi tidak bisa menyebutkannya. “Benar tadi diserahkan tersangkanya. Tapi saya tidak tahu persis nama-namanya,” katanya. Tindak pidana korupsi master plan ini merugikan negara sebesar Rp1,5 miliar sesuai hasil audit BPKP. Kasus dugaan korupsi itu terjadi tahun 2006.(m27)

Maling Bobol Toko Ponsel MEDAN (Waspada): Untuk kedua kalinya, toko Bintang Majogi Ponsel di Jalan Garuda, Perumnas Mandala, Kec. Percut Seituan, dibobol maling. Pemilik took ponsel Seroja Sianipar , 40, melaporkan kasus pencurian tersebut ke Polsekta Percut Seituan, Senin (20/6). Akibat pencurian tersebut, Sianipar menderita kerugian belasan juta rupiah. Informasi yang diperoleh di kepolisian, toko ponsel korban dibobol maling dengan cara merusak gembok dan pintu toko. Pencurian diperkirakan terjadi, Senin sekira pukul 04:00

dini hari. “Aku ditelepon tetang-ga di sebelah toko ponselku. Tokoku katanya telah dibobol maling. Segera saja aku ke sini, pintu toko telah terbuka dengan gembok dirusak,” ujar Sianipar. Menurutnya, dari keterangan salah seorang tetangganya kemungkinan aksi pencurian tersebut sekira pukul 04:00. “Karena sekira pukul 03:00, tetangga melihat tokoku dan toko sebelah aman-aman saja. Waktu mereka buka toko pukul 06:00 WIB, toko sudah dibobol orang,” ujar Sianipar. Begitu mengetahui toko

ponselnya dibobol maling, Sianipar memeriksa ke dalam toko dan mengetahui puluhan kartu perdana, puluhan voucher isi ulang juga baterai HP telah hilang. Dia menambahkan, pembobolan toko ponsel miliknya bukan yang pertama kali terjadi. Pada awal Maret lalu, toko ponselnya juga dibobol orang. Kasus pencurian tersebut masih dalam penyelidikan petugas Polsekta Percut Seituan. “Pelaku pencurian masih dalam penyelidikan,” jelas Kapolsekta Percut Seituan Kompol Maringan Simanjuntak. (h04)

Waspada/Rudi Arman

KAPOLRESTA Medan Kombes Tagam Sinaga (kiri) saat menyematkan tanda jabatan kepada Kasat Reskrim Polresta Medan AKP Moch.Yoris MY Marzuki di halaman upacara Polresta Medan, Senin (20/6) pagi.

Satu Jam Diculik, Siswi SD Dikembalikan MEDAN (Waspada): Sempat satu jam dibawa pergi seorang pria tak dikenal yang mengendarai sepedamotor, Aisah, 7, siswi kelas I SD Negeri 060871 Jalan Pendidikan, Kecamatan Medan Timur, Senin (20/6) sekira pukul 10:00, akhirnya dikembalikan oleh penculiknya. Orangtua korban Zul, 28, dan Atik yang hendak membuat laporan pengaduan ke Polsekta Medan Timur, akhirnya kembali ke rumah setelah dikabarkan anak pertama mereka telah pulang ke rumahnya dengan selamat. Zul menyebutkan, sekira pukul 10:00, sepulang dari sekolahnya, Aisah dan temannya Anisah, berjalan kaki hendak menuju pulang ke rumahnya di Jalan Maphilindo Gang Cukup, Kelurahan Tegalrejo, Kecamatan Medan Perjuangan. Saat melintas di Jalan Bukit Barisan II depan Gang Keluarga, tiba-tiba seorang pria mengendarai sepedamotor mengenakan helm hitam berhenti di depan Aisah. Pria tersebut menyuruh Aisah naik diboncengan dengan alasan hendak pergi ke rumah teman ibu korban yang mengalami kecelakaan. Tanpa curiga, Aisah langsung dibawa pergi sementara Anisah melaporkan kepergian Aisah itu kepada kedua orangtuanya. Mendapat kabar putrinya diculik, Zul panik

melakukan pencarian. Bahkan dia dan istrinya hendak pergi ke Polsekta Medan Timur untuk membuat laporan pengaduan. Namun, belum sampai ke markas Polsekta Medan Timur, di tengah perjalanan, Zul ditelepon tetangganya bahwa Aisah telah dikembalikan oleh penculiknya di pinggir Jalan Prajurit, tak jauh dari kediaman mereka. “Syukurlah anakku telah dikembalikan oleh pria yang tak dikenal itu sehingga aku tak jadi buat laporan pengaduan ke Polsekta Medan Timur,” ujar Zul saat ditemui Waspada di rumahnya. Kanit Reskrim Polsekta Medan Timur AKP Nimrot Aprwin Simanjuntak yang dikonfirmasi terkait kasus penculikan murid SD tersebut sempat melacak ke rumah orangtua korban namun tak ketemu. “Personel tugas luar sudah menyebar dan melacak rumah orangtua korban namun tak ketemu, apalagi orangtua korban belum membuat LP,” katanya. Simanjuntak mengimbau agar orangtua harus lebih hati-hati mengawasi anak-anaknya yang masih kecil terutama yang masih duduk di bangku sekolah dasar, agar tidak mau diajak atau dibawa pergi oleh orang-orang yang tak dikenal. (h04)

Poldasu Sidik Dugaan Korupsi Dispora Sumut MEDAN (Waspada): Polda Sumut tengah “membidik” dugaan korupsi di Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Sumut senilai Rp1,2 miliar. Kepala Sub Bid Pengelolaan Informasi dan Data (PID) Humas Poldasu AKBP MP Nainggolan ditanya wartawan mengatakan, penangganan kasus itu sebagai tindaklanjut dari laporan LSM Republik Corruption Watch (RCW) dan Forum Tranparansi Rakyat Indonesia (FTRI) Sumut ke Polda dengan nomor laporan: LP/ 82/11/2011/Ditreskrim tanggal 23 Februari 2011. Dugaan korupsi tersebut pada penyimpangan pelaksanaan 11 paket pekerjaan dalam kegiatan pemeliharaan rutin gedung kantor pada Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Dispora yang bersumber dari anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) Sumut TA 2008 sebesar Rp1,2 miliar. Nainggolan menyebutkan, sudah beberapa saksi yang diperiksa. Kasubdit III Ditreskrimsus Poldasu AKBP Verdy Kalele menambahkan, saksi yang sudah

diperiksa antara lain, mantan Kepala Dispora Sumut Ardjoni Munir, Jonner Hutagaol, Isdawani Nafsiah, Ali Muhar, Refliady, Jabuhal Simamora, Darwin, Dwi Widodo, Harianto Butarbutar dan Yusuf Rangkuti. Kasus itu sudah pada tahap penyidikan, di mana penyidik menemukan adanya kejanggalan pengerjaan pemeriksaan rutin. “Tapi belum ada yang ditetapkan sebagai tersangka. Kita masih melakukan pendalaman,” kata Kalele. Pemeriksaan terhadap audit fisik juga telah dilakukan dengan meminta bantuan Departemen Teknik Sipil Fakultas Teknik USU. Hasilnya ditemukan 11 paket pekerjaan dalam kegiatan pemeliharaan rutin gedung kantor dan asrama Pusat Pendidikan dan Latihan Pelajar (PPLP) Jln. Sekolah Pembangunan Medan Sunggal. “Hasilauditfisikjugaadapenguranganvolume pengerjaandariRp1.292.370.000yangdianggarkan, direalisasikanRp1.217.278.900,sehinggaadaselisih Rp75.091.100,” kata Verdy. (m27)

Kartu Kredit Curian Dipakai Beli Emas MEDAN (Waspada): Salah satu dari 9 kartu kredit milik Farida Ariani, 50, yang dicuri bersama kartu ATM, KTP dan SIM-A dari tempat usahanya, digunakan diduga oleh pelaku pencurian untuk membeli perhiasan emas di toko emas DM yang berlokasi di Pembangunan Tahap I Pasar Petisah. “Sebelumnya korban kehilangan dompet berisikan sembilan kartu kredit dan ATM, KTP dan SIM-A dari tempat usahanya salah satu kios Pasar Petisah Jalan Rotan Medan,” kata sumber Waspada, Senin (20/6). Menurut sumber, dompet itu hilang pada 17 Juni lalu pukul 18:00. Selanjutnya korban memblokir kartu ATM dan kartu kreditnya.

Namun, salah satu kartu kreditnya yang hilang diketahui dipakai transaksi di toko emas DM. Sedangkan kasus hilangnya dompet tersebut telah dilaporkan ke Polsek Medan Baru. Kapolsek Medan Baru AKP Dony Alexander, SH, SIK mengatakan, kasus hilangnya dompet itu masih dalam penyelidikan. “Kita sudah mengambil keterangan korban dan sejumlah saksi,” ujarnya. Sementara itu, salah seorang karyawan di toko emas DM mengakui memang ada orang membeli perhiasan emas 22 karat seberat 90 gram dengan membayar mempergunakan kartu kredit. “Toko DM tidak memiliki CCTV, kalau tidak pembeli emas itu bisa diketahui,” katanya. (m36)

Aspirasi Masyarakat Penggarap Jangan Diabaikan MEDAN (Waspada): Tokoh pemuda yang juga Ketua Partai Persatuan Nasional (PPN) Sumut Marlon Purba meminta pemerintah untuk tidak mengabaikan aspirasi masyarakat penggarap lahan perkebunan. Dia mengemukan dihadapan masyarakat penggarap lahan perkebunan PTPN II di kawasan Jermal 15 bersama Staf Ahli Gubsu Bidang Pertanahan Aleksius Purba, Sabtu (18/6). Masyarakat, katanya, menggarap lahan dikarenakan tidak mempunyai rumah tempat tinggal, dengan kondisi perekonomian yang memprihatinkan.

Karenanya, ujar Marlon, akan berada di barisan terdepan memperjuangkan aspirasi masyarakat penggarap yang dalam pelepasan 5 ribu hektar lebih telah masuk didalamnya tuntutan masyarakat seluas 48 hektar. Dia kemudian mengisyaratkan kepada masyarakat penggarap untuk memanfaatkan lahan garapannya. Sedangkan Aleksius Purba mengatakan, apabila lahan perkebunan eks HGU PTPN II itu sudah digarap masyarakat, tentunya akan diselesaikan dengan mencari solusi terbaik dengan pihak perkebunan. (m27)

Kritis Ditabrak Mobil

Waspada/Ismanto Ismail

MOBIL boks yang mogok berhenti dengan posisi menyerong di pinggir pulau Jalan Asrama/ Kapten Sumarsono Medan, Senin (20/6) sore, mengakibatkan terjadi kemacetan arus lalulintas.

MEDAN (Waspada): Seorang karyawati Honi Refleksi kritis setelah ditabrak mobil Avanza di Jln. Sudirman dekat rumah dinas Kapoldasu, Minggu (19/6) malam. Informasi Waspada peroleh di Tempat Kejadian Perkara (TKP), peristiwa itu terjadi pukul 20:23, saat korban Eka Sartika yang mengendarai sepedamotor Yamaha Mio BK 3376 AAK dari tempat kerjanya hendak pulang ke rumahnya. Setiba di Jln. Sudirman, tiba-tiba dari arah belakang sepedamotor korban disenggol mobil Avanza mengakibatkan korban terpental ke aspal. Petugas Satlantas Polresta Medan yang

bertugas jaga di Pos Lantas dekat kediaman Kapoldasu langsung turun ke TKP memberi pertolongan dengan membawa korban ke RS Elisabet. “Kami belum mengetahui korban ditabrak atau disenggol mobil, tapi informasi di lapangan yang menabrak korban adalah mobil Avanza, kini masih dalam pencarian,” kata seorang petugas Satlantas. Sementara itu, adik korban di depan ruang UGD rumah sakit itu mengatakan, mereka mendapat kabar dari teman korban, bahwa kakaknya kecelakaan lalulintas. “Suami korban tidak berada di Medan, karena bekerja di Batam,” ujarnya. (m36)


Ekonomi & Bisnis

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

A7

2012, Pemerintah Baru Siapkan Anggaran Keselamatan TKI JAKARTA (Waspada): Pemerintah bisa saja melakukan penambahan alokasi anggaran untuk keselamatan Tenaga Kerja Indonesia (TKI) di luar negeri. Namun, hal tersebut baru dapat dilakukan pada 2012 mendatang. Menteri Keuangan Agus Martowardojo menjelaskan, memang para TKI memberikan tambahan devisa cukup besar bagi Indonesia. Namun saat ini dana disediakan oleh pemerintah untuk mendukung TKI masih dipertanyakan. “Yang juga dijadikan perhatian adalah apakah tersedia

dana untuk itu (keselamatan TKI),” ujar Agus di Gedung DPD RI, Senayan, Jakarta, Senin (20/ 6). Lebih jauh Agus melanjutkan, Kementerian Luar Negeri maupun Kementerian Hukum dan HAM memiliki pos-pos dapat diperuntukkan bagi menjaga hak-hak hukum dari WNI.

Kejar Swasembada Gula, RI Butuh 40 Pabrik J A K A RTA ( Wa s a p d a ) : Kementerian Perindustrian m e m p re d i k s i In d o n e s i a membutuhkan sekira empat puluh pabrik gula untuk bisa mengejar target swasembada gula di tahun 2014 mendatang. “Kalau kita bisa menggenjot 2,1 juta ton produksi gula nasional, bagus. Kita butuh sekira 40 pabrik berkapasitas 6000 tcd (ton cane per day),” ujar Dirjen Industri Agro dan Kimia Kemenperin Benny Wachjudi di RDP Komisi VI dengan Kemendag Kementan dan Kemenperin tentang rembesnya gula kristal rafinansi di gedung DPR, Jakarta, Senin (20/6) Ia melanjutkan dalam pe-

ngadaan pabrik ini, pengadaan lahan menjadi sesuatu yang masih sulit dilakukan. “Pengadaan lahan dan restrukturisasi mesin menjadi faktor penting dalam menggenjot produksi gula nasional,” lanjutnya. Sebagai informasi, pemerintah menargetkan akan dapat melakukan swasembada gula di tahun 2014 mendatang. Untuk mencapai tahap ini, 5,7 juta ton gula harus diproduksi per tahun. Kementan sendiri mencatat menurut prediksinya, produksi gula nasional di 2014 setelah mendapat tambahan lahan 25 juta hektar dari Kemenhut di Papua baru akan mencapai 3,5 juta ton. (okz)

RI Ajak ASEAN Hadang Illegal Fishing J A K A RTA ( Wa s a p d a ) : Pemerintah akan mengundang negara-negara ASEAN mengatasi ilegal fishing atau pencurian ikan oleh kapal asing di wilayah kelautan Indonesia. “Kita akan bikin pertemuan kerjasama ekonomi akhir tahun ini di Jakarta yang akan dibuka oleh presiden,” kata Fadel Muhammad, Menteri Kelautan dan Perikanan di UGM Yogyakarta, Senin (20/6). Fadel menuturkan, dia telah melakukan pertemuan dengan negara-negara ASEAN plus Jepang pekan lalu di Bangkok dalam rangka mengatur kasus

pencurian ikan oleh kapal asing, khususnya di Indonesia. “Yang terbesar pencurian ikan di wilayah laut kita adalah dari Thailand,Vietnam, dan China,” ujarnya. Dalam pertemuan akan berlangsung akhir tahun ini di Jakarta tersebut, kata Fadel, pemerintah akan mengajak negara-negara pencuri ikan itu untuk kerjasama. “Misalnya kerjasama dengan Thailand. Oke, saya akan bicara dengan Perdana Menterinya. Kalau mereka mau diajak kerja sama, kami kasih lahan di Tual Maluku,” ujarnya. (vvn)

Mikro Syariah Bina Lestari Sergai Apresiasi Pelajar Gemar Menabung PANTAICERMIN ( Waspada): Direktur Mikro Syariah Bina Lestari Cabang Serdang Bedagai, Ilham Ahdi memberikan piala dan uang bimbingan kepada pelajar Sekolah Dasar (SD) sebagai apresiasi bagi pelajar yang gemar menabung di hadapan beberapa Kepala Sekolah dan guru serta ratusan pelajar SD Negeri 106842 di Desa Ara Payung Kec. Pantai Cermin, Jumat (17/6). Dalam sambutannya Direktur Mikro Syariah Bina Lestari Cabang Sergai , Ilham Ahdi mengatakan menabung pada dasarnya lebih merupakan disiplin dalam berperilaku hemat, bukan karena kelebihan uang, menabung bukan dominasi orang kaya, tetapi siapapun bisa melakukannya asal berdisiplin mengatur pengeluarannya, paparnya. “Mari menabung mulai

sekarang, karena manfaatnya bisa kita rasakan secara langsung, dan selain itu dengan menabung untuk kualitas kita agar tidak miskin ,” ajak Ilham Ahdi. Menurutnya Mikro Syariah Bina Lestari cabang Sergai saat ini sudah berjalan setahun, dengan mengucurkan kredit ke UKM sebesar Rp500 juta dan berhasil menghimpun tabungan siswa sebesar Rp300 juta di Kec. Pegajahan dan Pantai Cermin. Bekerja sama dengan Dinas Pendidikan Kab.Sergai. Direncanakan imbuh Ilham, ke depan BMT Mikro Syariah Bina Lestari juga akan memberikan kredit lunak kepada para guru berada di kawasan Serdang Bedagai, janjinya. Mewakili kepala sekolah Nurhayati SPdI, menjelaskan kegiatan ini merupakan bagian dari ajakan kepada siswa untuk berhemat. (c03)

“Dan dana itu, nanti harus ditingkatkan dan diperluas,” jelas Agus. Namun demikian dia mengungkapkan, penambahan dana tersebut baru bisa dilakukan pada 2012. “Kan kita masih di taraf indikatif, di taraf awal, kita bisa tingkatkan,” tambahnya. Usul Moratorium TKW Munculnya kembali kabar tenaga kerja wanita (TKW ) dihukum mati di luar negeri memunculkan kembali wacana untuk menghentikan sementara (moratorium) pengiriman jasa tenaga kerja Indonesia (TKI). Namun, usulan moratorium ini terbatas hanya pada TKW. Hal tersebut disampaikan Menteri Keuangan Agus Martowardojo menanggapi saran anggota Dewan Perwakilan Daerah di Gedung Dewan Perwakilan Rakyat, Senayan, Jakarta, Senin (20/6).

“Saya sependapat dengan pandangan dari DPD apakah tidak mungkin kita melakukan moratorium untuk membatasi pengiriman TKI ke luar negeri. Cukup TKI bukan wanita yang dikirim,” kata Agus Martowardojo. Agus menjelaskan, pembatasan dimaksud adalah pengiriman TKW yang sama sekali tidak memiliki keahlian dasar dan berpendidikan rendah. Pembatasan tidak berlaku untuk TKW yang memang memiliki keahlian tinggi. Bahkan, untuk yang memiliki keahlian diberikan kesempatan untuk bekerja di luar negeri. “Maksud saya bukan tenaga kerja keseluruhan,” ujarnya. Beberapa negara, dia menjelaskan, saat ini sudah mulai menerapkan kebijakan pembatasan pengiriman jasa TKW ke luar negeri. Negara itu misalnya, India, Pakistan, dan Bangladesh yang selama ini juga

BI : Capital Inflow Terus Berlanjut JAKARTA (Waspada): Bank Indonesia (BI) mencatatkan modal asing (capital inflow) di tahun 2011 masih akan terus berlangsung kendati tidak sederas pada tahun 2010. Kabiro Humas BI Difi A Johansyah menjelaskan hingga awal Juni 2011, capital inflow paling banyak masuk ke Surat Berharga Negara (SBN) hingga 46 persen disusul Sertifikat Bank Indonesia (SBI) mencapai 33 persen dan pasar saham 20 persen.

“Hingga 10 Juni 2011, capital inflow yang masuk masih dominan ke portofolio SBN di mana mencapai 46 persen dengan nilai hampir mencapai Rp80 triliun. Kemudian diikuti SBI dan pasar saham yang masing-masing persentasenya 33 persen atau sekitar Rp60 triliun dan 20 persen atau Rp50 triliun,” ungkap Difi dalam acara BI Bareng Media di Gedung Bank Indonesia, Jakarta, Senin (20/6). Lebih lanjut Difi menjelas-

permintaan kebutuhan properti tidak hanya menguntungkan bagi pelaku usaha properti. Masyarakat sebagai pemilik lahan pun diuntungkan karena terjadi peningkatan harga tanah dan bangunan di kawasan itu. Bahkan, dalam dua tahun terakhir harga tanah dan bangunan di kawasan ini naik mencapai 50 persen hingga 100 persen bahkan hingga 300 persen. Developer perumahan Tengku Indah Permai ini mengatakan, kawasan yang berbatasan langsung dengan Kabupaten Labuhanbatu, Kabupaten Rokan Hilir, dan Kabupaten Padanglawas Utara ini terbilang berkembang dengan pesat. Dalam beberapa waktu belakangan ini, bisnis properti di wilayah ini pun semakin cerah. Dengan beragam kelebih-

kan di akhir 2010 ke-marin, portofolio SBN men-capai 73 persen dengan nilai lebih dari Rp125 triliun. Namun porsi asing di SBI lebih rendah yaitu hanya sembilan persen atau nilainya kurang dari Rp50 triliun sedangkan pasar saham sebesar 18 persen atau lebih dari Rp60 triliun. Sedangkan di 2009 kemarin, peminat SBI cukup dominan, yakni sebesar 52 persen dengan disusul SBN 29 persen dan pasar saham 19 persen. (okz)

MEMILAH KERANG

Waspada/Helmy Has

Ibu-ibu yang bekerja membersihkan kerang/mensortir di tangkahan Pajak Kerang Tanjungtir am bisa dapat gaji Rp.10.000,-s/d Rp 15.000,/hari,direkam,Minggu (19/6).

Pencakar Kerang T.Tiram Kalah Bersaing T. T I R A M ( Wa s p a d a ) : Pencakar kerang tradisional Desa Bagandalam,Tanjung tiram Batubara kalah bersaing dengan alat modern tank Thailand yang merambah lahan mereka di sekitar laut Baganbatak Batuabara Nelayan kecil disebut pencakar ker ang mempergunakan tangkai kayu,garuk besi yang dicakarkan ke dalam lumpur itu pendapatannya merosot. Jamil,41 pencakar kerang Tanjung tiram,Minggu (19/6) mengatakan ke hidupan ratusan keluarga pencari ke rang

kut ke Tanjungbalai sedangkan tangkapan pencakar kerang hanya kebagian 5 sampai 10 kilogram. Jamil saat ditangkahan kerang me ngaku dapat 7 kilo dijual dengan har ga Rp.3000,s/d Rp.4000,-/kg dipoto ng sewa sampan mesin bersisa Rp.15 000,- itulah dibawa pulang ke rumah. Bagi ibu-ibu sibuk mengerjakan mensortir kerang bisa bergaji Rp.10 ribu /hari kemudian yang sudah ber sih dimasukkan kedala, goni diangkut ke P.Siantar,Medan (a12)

makin terpojok akibat keganas an tank kerang (Tank Thailand). Walaupun pihak Dinas Kelautan dan Perikanan Sumut/ Kab.Asahan/Kab.Batubara sudah mengetahui jenis tank Tahailand menghancurkan kehidupan habitat kerang di laut ber dampak mempersulit kehidupan kelu arga nelayan kecil. Namun kenyataan alat tangkap paling rakus dan ganas itu dibiarkan beroperasi mengkuras sarang kerang dekat pantai. Hasil kerang mereka diang-

Sergai Berpotensi Jadi Lokomotif Gaji Ke-13 PNS Cair Awal Juli Pembangunan Ekonomi Sumut SEI RAMPAH(Waspada): Pemerintah Kab. Serdang Bedagai menerima kunjungan kerja tim Komite Ekonomi Nasional dipimpin Fakhrulsyah Mega diterima Wakil Bupati Sergai Ir. H. Soekirman di ruang rapat Wakil Bupati Sergai di Sei Rampah, Jumat, (17/6) barusan. Pimpinan rombongan tim Fakhrulsyah Mega didampingi Dewi mengemukakan, kehadirannya beserta rombongan ini di Kabupaten Sergai, sebagai tim kerja dibentuk sesuai Perpres Nomor 31 Tahun 2010, posisinya berada dibawah presiden dan bertanggung jawab kepada presiden dan berkoordinasi dengan Menko Perekonomian. Turut hadir dalam kesempatan ini Kepala Dinsosnakerkop H. Karno Siregar, SH, M.AP, Kadis Pertanian dan Peternakan Setyarno, SP, Kadis Perindagsar Drs.Indra Syahrin, M.Si, Kepala Bappeda Ir.H.Taufik Batubara, M.Si, Sekretaris Bappeda Ir. Kaharuddin, Kabag Humas Dra. Indah Kumala, Ketua HIPMI Sergai Saiful Amri, perwakilan HNSI Sergai, perwakilan BPS Sergai dan LSM. Dalam menjalankan tugasnya tim Komite Ekonomi Nasional (KEN) memberikan rekomendasi kebijakan kepada presiden sebagai masterplan percepatan pembangunan ekonomi nasional 2011 - 2025 yang berintegrasi, seimbang dan berkelanjutan menuju negara maju sehingga Indonesia dapat meningkatkan daya saing sekaligus mewujudkan kesejahteraan untuk seluruh rakyat Indonesia. Masterplan percepatan pembangunan ekonomi di wilayah Indonesia terbagi da-

lam enam program pembangunan koridor ekonomi sesuai dengan potensi unik dari masing-masing koridor yakni, wilayah Pulau Sumatera dengan sentra produksi dan pengelolahan hasil bumi dan lumbung energi nasional, Jawa dengan adanya industri dan jasa nasional, Kalimantan memiliki pusat produksi dan pengelolahan hasil tambang dan lumbung energi nasional, Sulawesi – Maluku Utara melalui pusat produksi pertanian, perkebunan dan perikanan nasional, Bali – Nusa Tenggara dengan pintu gerbang pariwisata dan pangan nasional, dan Papua – Maluku dengan SDA dan S D M y a n g b e s a r, k a t a Fakhrulsyah Menurut Beliau sebagai Kabupaten hasil pemekaran dan masih berusia muda namun, terpilihnya Kabupaten Sergai patut dikunjungi tim KEN sesuai dengan rencana induk pembangunan koridor ekonomi Indonesia khususnya di Pulau Sumatera, sangat berpotensial menjadi salah satu lokomotif/penggerak pembangunan ekonomi di Propinsi Sumatera Utara dinilai dari segi sumber daya alam (SDA) dengan menjadi daerah salah satu penghasil lumbung nasional di Sumut, hasil perikanan dengan dukungan wilayah pesisir pantai yang besar maupun sumber daya manusia (SDM) yang melimpah dapat menjadi sektor andalan khususnya pengiriman tenaga kerja ke luar negeri. Dengan kunjungan kerja ini diharapkan menjadi kajian diperkuat sebagai bahan riset untuk dijadikan rekomendasi kepada presiden dan mengharapkan Pemkab Sergai mem-

Pasca Pemekaran, Bisnis Properti Di Labusel Berkembang DUA tahun pasca pemekaran bisnis properti di Kabupaten Labuhanbatu Selatan berkembang pesat. Selain karena pertambahan jumlah penduduk akibat penerimaan pegawai di sejumlah instansi pemerintahan dan swasta, penyebab lainnya karena membaiknya kondisi ekonomi masyarakat, seiring dengan membaiknya harga buah kelapa sawit dan getah karet. “Setiap kawasan baru yang memiliki prospek tinggi, pasti mengalami pertumbuhan penduduk dan ini tentunya jadi aktivitas bisnis menjanjikan,” kata pelaku usaha properti Labusel, Imam S Siregar, ST kepada Waspada, Minggu (19/6). Menurut Ketua Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HiPMI) Labusel itu, tingginya

diketahui banyak mengirim tenaga kerja ke negara lain. “Pada akhirnya, tenaga kerja dari negara tersebut ikut-ikutan, maaf, ‘mengganggu’ tenaga kerja wanita asal Indonesia,” kata dia. Sebelumnya, pemerintah kerajaan Arab Saudi telah menghukum pancung Ruyati binti Sutabi pada Sabtu, 18 Juni 2011. Ruyati dianggap telah terbukti membunuh majikannya dengan menusukkan pedang berkali-kali. Namun, dalam pengadilan, Ruyati mengatakan tindakannya tersebut dilakukan karena dirinya kerap kali memperoleh kekerasan dari majikannya tersebut. Saat ini tercatat sekitar 1,5 juta orang TKI bekerja di Arab Saudi. Dari jumlah itu, sebanyak 26 TKI kini sedang dalam bayang-bayang kematian setelah pengadilan setempat menjatuhkan vonis hukuman mati. (okz/vvn)

annya, sejumlah kawasan di wilayah Labusel mengalami pertumbuhan sangat pesat. Lihat saja kawasan Kotapinang dan Torgamba. Dua kawasan ini menjadi alternatif hunian maupun lokasi usaha. Tak heran jika di kawasan ini sekarang banyak komplek perumahan dan pertokoan berdiri. Menurutnya, Labusel khususnya Kecamatan Kotapinang dan Torgamba sangat potensial untuk bisnis properti sebab Labusel menjadi sangat penting bagi para pebisnis. Misalnya dari keberadaan pabrik dan kantor pemerintahan, yang mana pekerjanya mayoritas warga luar daerah atau warga Labusel yang belum memiliki rumah. Sehingga segala macam proyek properti dibangun di Labusel laku terjual. Mulai dari perumahan hingga ruko.

Kata dia, potensi pasar, keberadaan lahan tentu juga menjadi daya tarik tersendiri. Di sini, rumah mulai dari harga di bawah Rp150 juta-an hingga di atas Rp500 juta, banyak dicari konsumen. “Labusel saat ini ibarat wanita sedang bersolek, sehingga banyak dilirik para investor. Tak heran, puluhan perumahan dengan skala kecil, menengah, hingga besar telah dikembangkan di Labusel,” katanya. Menurutnya, pertumbuhan industri properti yang signifikan di Labusel lebih disebabkan karena Pemda sangat fokus dan serius membangun infrastruktur seperti jalan. “Selain itu, belakangan Pemda juga sangat memperhatikan dan mendukung perkembangan industri properti di Labusel,” katanya. ● Deni Syafrizal Daulay

bangun sinergisitas dengan kelompok dunia usaha, karena untuk mewujudkan hal ini perlu dukungan dari semua elemen masyarakat. Dalam kesempatan sama Wabup Sergai menjelaskan dalam upaya mendukung program pemerintah untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi dalam hal penanggulangan kemiskinan, Pemkab Sergai telah memiliki tim koordinasi penanggulangan kemiskinan daerah (TKPKD), diperuntukkan bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat di daerah ini. TKPKD terbagi dalam dua klaster program kerja, klaster pertama adanya program bantuan dan perlindungan sosial. (a08)

J A K A RTA ( Wa s p a d a ) : Menteri Keuangan Agus DW Martowardojo memastikan gaji ke-13 akan keluar paling lambat awal Juli 2011. “Mengenai gaji ke-13 tetap akan dilaksanakan akhir bulan Juni atau awal Juli,” ungkap Agus saat ditemui di Gedung DPD, Senayan, Jakarta, Senin (20/6). Agus mengungkapkan sampai saat ini, Kementerian Keuangan sedang menunggu keputusan untuk kemudian dilaksanakan pada satuan kerja atau kuasa pemegang anggaran sebagai pengeksekusi aturan tersebut. “Itu kan masih menunggu proses,” tegas dia. Sebelumnya, gaji ke-13 untuk Pegawai Negeri Sipil (PNS) dijanjikan pemerintah akan keluar Juni ini tampaknya

dan Polri sebelumnya dipastikan akan mendapat gaji ke-13 bagi pada Juni ini. Adapun bagi pensiunan, gaji ke-13 dibayarkan Juli 2010. Pembayaran gaji ke-13 tersebut sesuai dengan Peraturan Pemerintah Nomor 54/2010. Kemenkeu pun menunggu kelengkapan berkas dari satuan kerja setiap kementerian/lembaga. Penyerahan berkas sudah bisa dilakukan mulai Senin 21 Juni. Pencairan ini mempertimbangkan adanya kebutuhan pembiayaan pendidikan anakanak PNS, TNI, dan Polri. Adapun sistem pembayaran gaji ke-13 ini akan disalurkan langsung ke rekening bank setiap pegawai. Dengan adanya gaji tambahan ini, sudah tidak ada alasan bagi PNS,TNI, dan Polri untuk tidak menaikkan kinerja. (okz)

bakal molor. Kemungkinan besar, awal Juli mendatang PNS baru bisa menerima gaji tersebut. “Gaji ke-13 baru bisa keluar Juli karena Peraturan Pemerintah (PP) masih belum keluar. PP-nya saat ini masih di Sekretaris Negara (Setneg),” ungkap Dirjen Perbendaharaan Kementerian Keuangan Agus Suprijanto beberapa waktu lalu. Menurutnya, hambatan dari molornya gaji ke-13 tersebut karena pengajuannya terlambat. Hal inilah yang memungkinkan gaji “tambahan” untuk PNS tersebut baru bisa keluar awal Juli. “Kemungkinan besar awal Juli baru bisa dibayar, tapi kalau PP-nya selesai lebih cepat, ya gaji ke-13 itu juga lebih cepat dibayarkannya,” tukasnya. Seperti diketahui, PNS, TNI,

Bupati Labusel Agar Jeli Setujui Distributor Pupuk Bersubsidi Budidaya Perikanan KOTAPINANG (Waspada): Bupati Labusel diingatkan untuk jeli dalam mengeluarkan persetujuan terhadap rekomendasi distributor pupuk bersubsidi. Hal itu menyusul adanya dugaan penyimpangan dalam penyaluran pupuk bersubsidi kepada petani. Hal itu disampaikan Presiden Direktur PFI-RI Sumut, DAH Pasaribu kepada Waspada, Minggu (19/6). Pasaribu menyayangkan adanya penyelewangan dalam penyaluran pupuk tersebut. “Karenanya kita ingatkan Bupati agar tidak sembarangan memberikan persetujuan atas rekomendasi distributor pada akhir tahun ini untuk kembali menjadi distributor pupuk bersubsidi pada tahun 2012,” katanya. Dia juga meminta ke Kejaksaan Negeri (Kejari) dan Polres Labuhanbatu menindak tegas dugaan persekongkolan yang terjadi dalam penyimpangan tata niaga pupuk subsidi di Labusel. Karena laporan kejadian berikut data telah sampai kepada penegak hukum. Menurutnya, masalah perdagangan pupuk bersubsidi di Labusel kini menjadi isu serius, sebab pupuk bersubsidi adalah program nasional untuk peningkatan produksi hasil pertanian khususnya pangan. Apalagi di awal tahun 2011 harga beras lokal meningkat de-

ngan harga pembelian masyarakat menembus harga Rp8.500 sementara stok beras terbatas. Selain itu kata dia, selisih harga pupuk di pasaran dengan pupuk subsidi sejenis perbandingannya tiga kali lipat. Hal itu meningkatkan minat warga untuk memperolehnya dengan berbagai cara. Sementara sasaran sebenarnya sesuai prosedur adalah masyarakat yang terdaftar dalam kelompok tani, dan pengambilannya ke kios penyalur, itupun harus melalui permohonan RDKK. Sementara terkait dengan terungkapnya kasus ini, aktifis LSM Badan Investigasi Nasional, Fahrudin dan tokoh masyarakat Sei Kanan, KH Hasnan Tanjung mengatakan siap memberikan kesaksian dan data yang ada pada mereka kepada pihak Kejari dan Kepolisian. Fahrudin menambahkan permasalahan pupuk subsidi di Labusel sudah terjadi dua kali. “Pelaku harus ditindak tegas sesuai hukum yangg berlaku, sehingga tidak terulang kembali,” katanya. Kabag Ekonomi Labusel sekaligus Sekretaris Komisi Tim Pengawas Pupuk Bersubsidi, Zulkifli Siregar sebelumnya membeberkan temuan timnya itu ketika dikonfirmasi mengenai langkah lanjutan terkait temuan itu tidak banyak berkomentar. (c18)

Di Batubara Gagal LIMAPULUH(Waspada): Budidaya perikanan yang digalakkan Pemkab Batubara melalui Dinas Perikanan dan Kelautan (Diskanla) tidak berhasil dan boleh dikatakan gagal. Demikian hasil monitor Waspada di lapangan, Kamis (16/6).’’Mungkin kegagalan ini karena baru pertama dilakukan,’’kata Alir tergabung dalam salah satu Pokmas budidaya ikan Bandeng dan udangWindu bantuan Diskanla Batubara kepada Waspada. Bibit bantuan itu disalurkan dan diterima masing-masing Pokmas di Kec Tanjungtiram, Talawi, Lima Puluh dan Medang Deras pada Februari 2011 guna dibudidayakan dalam mendukung program pemerintah menjadikan daerah sebagai produsen terbesar hasil perikanan di Indonesia. Disamping sebagai upaya menambah pendapatan masyarakat maupun nelayan melalui budidaya. Kegagalan itu ditandai minimnya hasil hasil panen Pokmas rata-rata memperoleh 5 kg sampai 20 kg. ‘’Seperti kemarin saja, empat Pokmas yang panen cuma memperoleh hasil penjualan sekitar Rp 450 ribu,’’tambah seorang petugas teknis yang eng-

Harga Emas Di Medan Jenis

Kadar 99,99%

Rp417.000

22 Karat

97%

Rp414.000

18 Karat

75%

Valuta Asing Di Medan

Harga

24 Karat (LM)

Rp399.000

17 Karat

70 %

Rp398.000

Emas Putih

75%

Rp399.000

Suasa

20 s/d 35%

Rp210.000

gan menyebutkan jatidirinya. Kalangan Pokmas (kelompok masyarakat) tidak mengetahui penyebab kegagalan itu. Apakah karena kualitas benur/ bibit diberikan karena keberadaan bibit ditenderkan, atau kurang profesionalnya cara pengelolaan dilakukan secara alam. Selain menerima benur mereka juga mendapatkan obatobatan dan pupuk sebagai mendukung usaha budidaya. Anehnya, sewaktu panen dilakukan terdapat udang Swallow dan jenis ikan lain menambah kecurigaan terhadap kualitas benur diberikan. Kepala Dinas Perikanan dan Kelautan Kab Batubara, Ir Azuar Hamid MSc di konfirmasi Waspada, mengatakan jangka waktu menjadikan Batubara produsen terbesar hasil perikanan di Indonesia masih jauh. Untuk mencapai target itu diperlukan keterpaduan program dituangkan ke dalam renstra kabupaten. Begitu juga komitmen eksekutif dan legislatif lebih memperhatikan alokasi dana untuk sektor ekonomi masyarakat pesisir umumnya nelayan. Namun, penyebab kegagalan Pokmas budidaya perikanan tidak dijelaskan Zuar.(a13)

(m38)

Mata Uang

Jual

Beli

Dolar AS Dolar Australia Franc Swiss Poundsterling Inggris Dolar Hongkong Yen Jepang Dolar Singapura Euro Ringgit Malaysia

8.520 9.145 8.620 14.068 1.169 106,32 6.930 12.457 2.870

8.500 9.120 8.454 13.783 1.148 106,02 6.905 12.425 2.800


A8

Luar Negeri

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

Konvoi Kedutaan Perancis Diserang Bom Di Baghdad

Serangan Rudal AS Bunuh Tujuh Orang Di Pakistan

BAGHDAD, Irak (AP): Polisi Irak mengatakan, satu bom pinggir jalan meledak dekat konvoi Kedutaan Perancis yang tengah melintasi kota Baghdad. Polisi mengatakan, empat pengawal warga Irak yang bekerja untuk perusahaan keamanan swasta yang dipimpin kedutaan itu menderita cedera dalam serangan Senin (20/6) pagi itu. Tiga orang pejalan kaki juga cedera. Seorang pejabat rumahsakit membenarkan jumlah korban. Tidak diketahui apakah ada staff warga Perancis dalam konvoi itu ketika bom tersebut meledak.(m23)

PESHAWAR, Pakistan (Antara/AFP): Satu serangan rudal Amerika Serikat menghancurkan satu kendaraan di kabupaten suku Kurram, Pakistan, Senin (20/6), menewaskan tujuh orang di dekat perbatasan dengan Afghanistan, kata para perwira keamanan. Serangan pesawat tak berawak Amerika secara rutin ditargetkan pada gerilyawan Taliban dan al Qaida yang bersembunyi di sabuk suku Pakistan, namun operasi militer biasanya dikonsentrasikan pada benteng pertahanan pejuang di Waziristan, ketimbang di Kurram. Gempuran Senin itu disasarkan pada satu kendaraan yang berjalan melalui daerah Kharh Dhand di Kurram, yang berbatasan dengan provinsi timur Afghanistan Paktia.Para pejabat setempat mengatakan, serangan itu merupakan yang ketiga dari pesawat tanpa awak AS di daerah itu. “Pesawat tak berawak AS itu menembakkan dua rudal. Tujuh gerilyawan tewas dan kendaraannya hancur total,” kata seorang pejabat keamanan Pakistan yang tak bersedia disebut namanya. Sementara itu, di kabupaten Mohmand juga di Pakistan, puluhan gerilyawan menyerang rumah dua ketua suku Pakistan, menewaskan enam orang di kabupaten yang terletak di dekat perbatasan Afghanistan itu, kata para pejabat Senin. Serangan di desa Ziarat Masood, kabupaten Mohmand itu terjadi sehari setelah pesawat tempur Pakistan mengebom sebuah markas gerilyawan di wilayah tersebut. “Sekelompok pejuang menyerang rumah Malik Ghazi Khan dan Malik Ghulab Khan, yang juga anggota komite perdamaian lokal, menewaskan enam orang dan melukai empat orang lainnya,” kata pejabat pemerintah lokal Zabit Khan kepada AFP. Dia mengatakan, para gerilyawan yang berjumlah sekitar 70 orang bersenjatakan roket, granat tangan dan senapan Kalashnikov, menyerang dua rumah itu pada Ahad malam. “Mereka yang tewas dalam serangan itu juga termasuk kerabat dekat, termasuk anak-anak dua tetua suku,” katanya.

PM Jepang Hadapi Tekanan Agar Segera Undurkan Diri TOKYO, Jepang (AP): PM Jepang Naoto Kan, yang menghadapi kritikan karena buruknya cara penanganan bencana tsunami dan jatuhnya perekonomian Jepang, kini berada di bawah tekanan agar mengundurkan diri bulan depan setelah rancangan anggaran belanja disahkan parlemen, demikian menurut laporan Senin (20/6). Kan ditekan oleh para anggota senior partainya agar mengundurkan diri setelah disahkannya anggaran belanja ekstra kedua untuk tahun fiskal sekarang ini, yang akan berakhir Maret 2012, demikian menurut kantor berita Kyodo dan badan siaran umum NHK. Pengesahan itu diperkirakan ppertengahan Juli. Kyodo dan NHK mengatakan Kan diperkirakan akan mengumumkan rincian dari keinginannya secepatnya, setelah dia bertemu dengan kepemimpinan partai. NHK mengatakan tidak jelas apakah dia akan setuju mengundurkan diri bulan depan atau berusaha untuk bertahan lebih lama. Kan mengatakan dia ingin mengundurkan diri setelah pemulihan negara itu dari bencana, namun dia tidak menyebutkan secara spesifik kapan. Tidak jelas apakah penggantinya telah menarik diri dari bursa calon karena ramainya yang ingin merebut jabatan Kan, meskipun media Jepang telah memfokuskan perhatiannya pada Menteri Keuangan Yoshihiko Noda, seorang ahli fiskal.(m10)

Presiden Assad Tolak Reformasi DAMASKUS, Syria (Waspada): Presiden Syria Bashar Al Assad bersumpah menolak untuk melakukan reformasi bila negara masih dilanda kerusuhan. Meskipun demikian, dialog nasional akan berlanjut dan menciptakan konstitusi baru. Presiden Assad menyatakan, dialog nasional sedang berjalan. Dialog tersebut akan menciptakan konstitusi baru dan memungkinkan untuk adanya pemulu serta mengakhiridominasi kekuasaan Partai Ba’ath. “Tidak ada pembangunan tanpa stabilitas, tidak ada reformasi di saat masih ada sabotase dan kerusuhan,” ujar Presiden Assad Senin (20/6). Sementara itu, negara Barat tengah mendesak agar Syria mewujudkan langkah langkah kongkrit dalam hal reformasi. Menteri Luar Negeri Inggris juga mengegaskan bahwa Presiden Assad memiliki dua pilihan yakni melakukan reformasi di negaranya atau mundur dari jabatannya. Dalam kasus Syria, ribuan orang tewas, terluka dan ditahan akibat melakukan demonstrasi. Kekerasan di Syria juga mengakibatkan tewasnya 341 orang aparat keamanan.(okz)

Bayi Kembar 6 Lahir Di AS ALABAMA, AS (Waspada): Amerika Serikat tengah ramai merayakan Hari Ayah. Namun di tengah hari perayaan tersebut, seorang perempuan berjuang segenap jiwa untuk bisa melahirkan bayi kembar enam. Enam bayi ini adalah anak dari Heather dan Mitchell Carroll yang lahir di Rumah Sakit Brookwood di Birmingham, Alabama, AS. Lebih dari 50 dokter membantu kelahiran dari enam bayi pada Sabtu 18 Juni lalu. Lima bayi perempuan dan seorang bayi laki-laki lahir dalam keadaan prematur, karena masa kandungannya tercatat 28 minggu. Ibu dan keenam anak tersebut saat ini diketahui dalam keadaan stabil. Demikian diberitakan The Associated Press, Senin (20/6). Sebelumnya AS juga pernah dihebohkan kelahiran bayi kembar dengan jumlah lebih dari dua. Januari 2009, Nadya Suleiman menggemparkan AS dengan melahirkan bayi kembar delapan. Namun bayi tersebut lahir dari proses bayi tabung. (okz)

PRT Di Singapura Libur Empat Kali Dalam Sebulan SINGAPURA (Waspada): Di tengah maraknya pemberitaan miris mengenai para pembantu rumah tangga (PRT) di luar negeri, Singapura justru memberikan kebijakan yang memberikan angin segar. Pemerintah Singapura kini mempertimbangkan memberikan libur kepada pembantu rumah tangga sekali dalam seminggu. Menteri Negara Pengembangan Komunitas, Pemuda dan Olahraga Halimah Yacob mengatakan bahwa dengan memberikan libur sehari akan membuat permasalahan seperti stres dan kelebihan bekerja yang tengah dihadapi oleh para pembantu rumah tangga akan berkurang. “Seperti layaknya pekerja lain yang menikmati libur sehari, pembantu rumah tangga juga, membutuhkan istirahat dan tidak diperbolehkan bekerja berlebihan yang dapat menyebabkan kesehatannya terganggu,” ujarnya seperti dilansir The Straits Times, Senin (20/6). Dia mengomentari perundangan yang baru saja disetujui pada pertemuan Organisasi Buruh Internasional di Jenewa minggu lalu yang memberikan perlindungan terhadap para pekerja. (okz)

Obama Gadungan Ditarik Turun NEW ORLEANS, AS (Waspada): Seorang pelawak seharusnya memberikan hiburan yang segar bagi penontonnya, namun tidak bagi Reggie Brown. Pria yang meniru Obama ini terpaksa harus diturunkan dari panggung. Reggie, memberikan lelucon mengenai ras campuran presiden Barack Obama, seorang politisi yang orientasi seksnya menjadi gay, dan juga mengomentari beberapa kandidat pimpinan partai Republik, kata Reuter Senin (20/6). Namun letak kesalahannya pada komentar yang dia keluarkan pada acara, yang digelar oleh aktivis partai Republik. Karuan saja pimpinan konferensi langsung menurunkan pelawak tersebut. Dia juga membuat lelucon mengenai perwakilan Partai Demokrat Barney Frank yang orientasi seksnya adalah menjadi homo. Fergie juga mengomentari anggota partai Republik yang lainnya, namun ketika dia akan mengomentari salah satu anggota Republik, pimpinan Kongres Anthony Davis langsung naik panggung dan menariknya turun.(okz)

The Associated Press

SEORANG warga China mengarungi banjir di jalanan bersama becanya di kota Lanxi, di provinsi Zhejiang, timur China, Senin (20/6). Hujan lebat melanda provinsi Zhejiang selama akhir pekan dan tingkat permukaan satu sungai yang melintas kota Lanxi telah naik tajam.

5 Juta Orang Terkena Dampak Banjir Di China BEIJING, China (Waspada): Lebih dari lima juta orang telah kehilangan tempat tinggal atau terkena dampak banjir yang melanda bagian timur China dan juga mengakibatkan naiknya harga-harga. Hal itu dilaporkan oleh sejumlah media pemerintah. Hujan lebat mengakibatkan beberapa kawasan luas provinsi Hubei dan Zhejiang berada di bawah air, dengan lebih dari satu juta acre tanah pertaniannya terendam banjir, demikian menurut kantor berita Xinhua. Hampir 1.000 bisnis terpaksa menunda operasinya dan 5,7 juta orang kehidupannya terganggu, katanya dalam satu laporan singkat. Lebih dari 7.000 rumah ambruk atau rusak dan kerugian finansial langsung diperkirakan mencapai hampir

6 miliar yuan (sekitar AS$930 juta). Curah hujan memicu terjadinya longsoran lumpur yang mengubur rumah-rumah dan menewaskan dua orang di kabupaten Changshan, Zheziang, sementara dua orang lagi tewas dan dua hilang akibat banjir yang melanda Hubei, kata Xinhua, Minggu. Banjir di timur dan selatan China bulan ini menyebabkan lebih dari 170 orang tewas atau hilang. Jalanan dan rel kereta api

terputus, namun bantuan pasokan dapat sampai ke kawasan itu. Biro cuaca China mengatakan cuaca cerah diharapkan Senin (20/6). Lebih dari 70 km dari tanggul berada dalam bahaya, meluap di provinsi China Timur di mana banjir telah menyebabkan kerugian AS$1,2 miliar, kata pihak berwenang Senin pada saat negara itu mendekati titik kritis dalam memerangi hujan musiman. Hujan lebat menghantam provinsi Zhejiang selama akhir pekan, dan tingkat permukaan air sungai yang melintas melalui kota Lanxi telah meningkat tajam, kata Zhao Fayuan, deputi direktur markasbesar pengendalian banjir provinsial.

Tingkat air sungai Lanjiang sekarang mencapai 34 meter, yang tertinggi sejak 1966, kata markasbesar pengendalian banjir. Para petani yang dikutip oleh Xinhua mengatakan banjir tersebut merupakan yang terburuk dalam 20 tahun terakhir, yang menyebabkan kurangnya 20 persen penghasilan sayursayuran dan biji-bijian. Harga bagi sayuran hijau naik 40 persen, kata Xinhua, yang menambah tingkat inflasi 5,5 persen, satu kenaikan tertinggi dalam tiga tahun. Naiknya harga-harga disalahkan pada banjir yang juga dilaporkan terjadi di beberapa provinsi timur Anhui dan Jiangxi, kata Xinhua. (cd/ap/bbc/m10)

Korsel Minta Maaf Atas Penembakan Pesawat Asiana

SEOUL, Korea Selatan (Waspada): Militer Korea Selatan meminta maaf Senin (20/6) atas insiden penembakan terhadap pesawat Airbus Asiana Airlines. “Pihak militer dengan ini memohon maaf atas pasukan kami yang telah menyebabkan kekhawatiran terhadap insiden tersebut,” ujar Jurubicara militer Kol. Lee BungWoo, seperti diberitakan The Straits Times, Senin. Lee mengatakan, dia tidak akan memberikan sanksi terhadap dua prajurit yang menembak pesawat tersebut karena sudah sejalan dengan aturan. Pi-

hak militer malah akan menambah kekuatan pelatihan bagi para prajurit yang berada di garis depan sehingga mereka dapat membedakan yang mana pesawat sipil dan militer. Dengan hubungan yang semakin menegang, pasukan angkatan laut yang menjaga sebuah pulau yang berbatasan dengan Laut Kuning menembakkan senjata K-2 ke arah Asiana Airlines Airbus A321 yang saat itu tertutup awan, namun tembakan tersebut meleset. Takkan menindak Kantor berita The Associated

Press melaporkan sehari sebelumnya, Korea Selatan (Korsel) mengatakan pihaknya tidak akan menghukum Marinir yang menembak satu pesawat penumpang sipil yang mereka duga pesawat militer Korea Utara. Seorang jurubicara Marinir mengatakan Minggu bahwa anggota Marinir tersebut melakukan tindakan itu mengikut pelatihan mereka ketika mereka menembak ke arah pesawat penumpang Asiana Airlines yang mengangkut 119 orang dari Chengdu, kota di China Jumat fajar. Pesawatitusendiritidakrusak

karena tidak sampai terkena tembakan. Jurubicara tersebut menolak untuk menyebutkan jatidirinya. Perusahaan penerbangan Asiana mengatakan tidak ada penumpang yang cedera dan bahkan kebanyakan penumpang tidak menyadari adanya penembakan pada saat itu. Ketegangan antara kedua Korea masih tinggi. Korea Utara mengancam awal bulan ini untuk membalas penggunaan foto pemimpin mereka dan keluarganya sebagai sasaran tembakan dalam praktik menembak. (m10)

Mesir Izinkan Rombongan Bantuan Masuki Jalur Gaza GAZA CITY, Palestina (Antara/Xinhua-OANA): Mesir mengizinkan rombongan bantuan kemanusiaan memasuki Jalur Gaza, yang dikuasai Hamas, Minggu (19/6) malam, kata beberapa pejabat Palestina. Rombongan tersebut terdiri atas 62 aktivis, kebanyakan warga negara Eropa, serta Afrika Selatan, Tunisia dan Lebanon. Mereka membawa ambulans, obat dan perlengkapan medis. Satu kapal yang bernama Miles of

Smiles membawa bantuan dan merapat pada Sabtu di kota pelabuhan Mesir, El-Arish, sekitar 45 kilometer dari tempat penyeberangan perbatasan antara Jalur Gaza dan Sinai, Rafah, demikian laporan Xinhua. Rombongan bantuan itu tiba di Mesir satu tahun setelah Israel mengendurkan blokadenya atas Jalur Gaza, yang diberlakukan sejak Hamas mengambil-alih daerah kantung pantai tersebut pada 2007. Berdasar-

kan kebijakan baru Israel mengenai Jalur Gaza, maka produk konsumen telah tersedia di Jalur Gaza tapi Israel tetap menahan sebagian bahan bangunan dan bahan mentah. Israel meredakan sanksinya karena menghadapi kecaman internasional setelah serangan brutalnya terhadap armada bantuan pimpinan Turki menuju Jalur Gaza. Sembilan pegiat tewas dalam serangan pasukan komando Israel itu.

Filipina Tolak Cabut Status Darurat Di Mindanao MANILA, Filipina (Antara/Xinhua-OANA): Pemerintah Filipina belum berencana untuk mencabut status keadaan darurat di provinsi Maguindanao selatan, kata seorang pejabat senior pemerintah Senin (20/6). Sekretaris Komunikasi Pembangunan dan Perencanaan Strategis Presiden Ricky Carandang mengatakan bahwa situasi di daerah tersebut tidak menjamin bagi pencabutan keadaan darurat. “Masih ada beberapa kelompok berkeliaran. Situasi ini tidak sepenuhnya di bawah kendali,” katanya. Namun dia menambahkan bahwa ada kesepakatan dengan pejabat lokal Maguindanao bahwa jika mereka melihat cocok untuk mencabut keadaan darurat, maka Presiden Aquino akan melakukannya. “Tapi sekarang, umpan balik dari orang-orang di Maguindanao adalah untuk tetap mempertahankan keadaan darurat,” kata Carandang. Mantan presiden Gloria Macapagal-Arroyo mengeluarkan Pengumuman No 1946 yang menyatakan provinsi Maguindanao dan Sultan Kudarat dan Cotabato City di bawah keadaan darurat pasca pembantaian November 2009, yang melibatkan kematian dari 58 orang, sebagian besar wartawan. Satu kelompok yang dipimpin oleh mantanWilayah Otonomi Mindanao Muslim, gubernur Zaldy Ampatuan, salah satu tersangka dalam pembantaian, mengajukan petisi kepada Mahkamah Agung untuk menghapus keadaan darurat di daerah tersebut. Namun, pengadilan tinggi menyampakkan permohonan itu.

NATO: Tentara Afghanistan Yang Tembak Mentor Dibunuh KABUL, Afghanistan (AP): Seorang prajurit Afghanistan yang menembak mati mentornya dari Australia bulan lalu telah tewas ditembak, kata NATO dalam sebuah pernyataan Senin (20/6). Dia tewas sehari sebelumnya ketika berusaha untuk mencabut pistolnya dalam usaha mencegah penangkapannya oleh satu pasukan di provinsi Khost. NATO mengatakan pria itu, Shafiullah, yang tidak berafiliasi dengan suatu kelompok pemberontak. Para pejabat tentara Afghanistan mengatakan sebelumnya bahwa sang penembak tampaknya adalah seorang pemberontak yang telah menyusupi tentara. Laporan itu muncul pada hari yang sama pemerintah Afghanistan menggantung dua pria yang membunuh sejumlah warga sipil dalam satu serangan atas satu bank di timur awal tahun ini. AS berunding dengan Taliban Sementara itu, Presiden Hamid Karzai Sabtu mengatakan AS sedang melakukan perundingan dengan Taliban. Ini merupakan pengukuhan tingkat tertinggi pertama mengenai keterlibatan AS. Karzai mengatakan bahwa “militer asing dan khusus AS sendiri” terlibat dalam pembicaraan damai dengan kelompok perlawanan itu. Sebelumnya bulan ini, Menteri Pertahanan AS Robert Gates mengatakan kemungkinan akan ada perundingan politik dengan Talibanpadaakhirtahunini.ASmenurutrencanaakanmulaimenarik tentaranya berjumlah 97.000 orang dari Afghanistan mulai Juli. AS ingin secara bertahap menyerahkan operasi keamanan secara penuh pasukan keamanan Afghanistan pada tahun 2014. Posisi resmi Taliban adalah bahwa pasukan internasional harus keluar dari Afghanistan sebelum mereka ikut dalam perundingan damai, dan kemudian hanya dengan pemerintah Afghanistan saja.(m10)

Singapura: China Harus Klarifikasi Saat menyambut dan menerima anggota rombongan tersebut, seorang pejabat Hamas, Ahmed al-Kurd mengeritik Mesir karena mempertahankan pembatasan terhadap gerakan orang Palestina yang ingin melintasi tempat penyeberangan Rafah. Pekan lalu Presiden Palestina Mahmud Abbas mendesak Uni Eropa agar secara terpisah atau kolektif mengakui negara Palestina.

SINGAPURA (AP): Menlu Singapura mengatakan China harus membuat jelas klaimnya di Laut China Selatan di tengah meningkatnya ketegangan rejional sehubungan dengan rute pelayaran niaga penting itu. Pernyataan Kementerian Luar Negeri Singapura mengatakan Senin (20/6) sikap mendua China saat ini telah menyebabkan keprihatinan yang serius di masyarakat maritim internasional. Kementerian itu mengatakan pihaknya tidak mengambil posisi memihak terhadap banyaknya negara yang mengklaim Laut China Selatan. China dan Vietnam baru-baru ini telah melakukan latihan militer dengan peluru tajam setelah terjadi dua insiden pada bulan lalu yang melibatkan bentrokan antara boat dari kedua negara. Beberapa negara Asia lainnya juga mengklaim seluruh atau sebagian dari gugusan Pulau Spratly dan Paracel di Laut China Selatan. (m10)


WASPADA Selasa 21 Juni 2011

Ratapan Jones KOPENHAGEN (Waspada): Kapten Inggris U-21 Phil Jones (foto), meratapi nasib timnya yang tersingkir di babak penyisihan Piala Eropa U-21. “Kami sungguh kecewa. Semua memperlihatkan kekecewaan,” ungkap Jones, seperti dikutip dari laman UEFA, Senin (20/6). Inggris membutuhkan kemenangan saat menghadapi Republik Ceko pada laga terakhir penyisihan Grup B, Minggu (Senin WIB). Tetapi yang terjadi The Three Lions malah menyerah 1-2 di Viborg, Denmark. “Kami tidak bisa mengatakan bahwa kami kurang beruntung. Kami memang tidak cukup mampu mencetak gol ke gawang,” ratap Jones. Skuad Tiga Singa sempat unggul lebih dulu melalui Danny Welbeck menit 76. Namun pasukan Stuart Pearce terpuruk ketika Ceko bangkit dan membalikkan skor melalui gol Jan Chramosta menit 89 dan Tomas Pekhart pada injury-time. “Sungguh kehormatan besar membela tim nasional dan menjadi kapten. Tetapi kami kecewa dengan hasil buruk ini,” tambah Jones. Pasukan Pearce hanya menghuni peringkat tiga nilai dua, Ceko runner-up Grup B dengan enam poin. Juara Grup direbut Spanyol dengan tujuh poin, setelah mengasak Ukraina 3-0.

Reuters

Sport A9 Spanyol Siaga Semifinal KOPENHAGEN (Waspada): Winger Spanyol U-21 Juan Manuel Mata meminta rekanrekannya tetap siaga menghadapi Belarus pada semifinal Piala Eropa U-21 di Denmark.

“Kami tetap harus menatap masa depan. Ini yang menjadikan kami tetap kuat, kami mesti bisa memperbaiki diri,” tekad tandem bek muda Manchester United Chris Smalling di jantung pertahanan Inggris itu. Rovers vs MU Jones kembali akan menjadi mitra Smalling, setelah gabung MU dari Blackburn Rovers. Tetapi transfer Jones seharga £20,5 juta dari Ewood Park ke Old Trafford, ternyata masih mengganjal bagi The Rovers. Anuradha Desai, juru bicara Venky’s selaku pemilik Blackburn, bahkan mengancam se-

gera menyampaikan keluhan resmi kepada penyelenggara Liga Primer terkait masalah dimaksud. “Kami punya sejumlah alasan bahwa agen pemain dan mungkin sang pemain, i sudah melakukan pembicaraan dengan United dalam waktu dua atau tiga bulan sebelum ijin dari kami diberikan,” beber Desai kepada The Mail on Sunday. Kubu MU langsung membantah pernyataan tersebut. “Kami sudah meminta izin untuk bicara dengan Phil Jones,” klaim juru bicara United dalam TribalFootball. (m15/uefa/ms/tf )

“Belarus lolos ke semifinal karena memang mereka layak ada di sana. Mereka terus menjaga setiap peluang hingga pengujung pertandingan,” ucap Mata, seperti dikutip dari Goal, Senin (20/6). Matador Muda melaju ke babak empat besar usai menggasak Ukraina 3-0, sehingga memuncaki Grup B dengan raihan tujuh poin. Sedangkan Belarus lolos sebagai runner-up Grup A, hanya karena punya head-to-head lebih bagus ketimbang Islandia dan Denmark. Namun Mata punya alasan kuat untuk mengajak rekanrekannya siaga. Sebab, Belarus sempat menahan Spanyol 1-1 dalam duel eksibisi Maret lalu. “Mereka (Belarus) punya fisik sangat kuat dan memiliki tim yang kompetitif. Mereka akan tampil ngotot untuk bisa

Semifinal, 22 Juni (GMT) Spanyol vs Belarus 16:00 *RCTI Live pk 23.00 WIB Swiss vs Rep Ceko 19:00 *RCTI Live pk 02.00 WIB

Klasemen Akhir Grup A Swiss Belarus Islandia Denmark

AP

AKSI Juan Mata (tengah) tak terhadang pemain Ukraina di Herning, Denmark, Senin (20/6) dinihari WIB. menembus final,” tambah bintang Valencia tersebut. Mata menjadi motor kemenangan 3-0 La Furia Roja atas Ukraina pada partai terakhir penyisihan Grup B di MCH Arena, Herning, Denmark, Minggu (Senin WIB). Dia pula yang membuka keunggulan Spanyol menit 10.

0 2 2 2

6-0 3-5 3-5 3-5

9 3 3 3

Montoya, yang langsung melepas crossing yang dengan mudah diselesaikan striker Adrian Lopez Alvarez. Spanyol terus mendominasi laga dan memastikan kemenangan melalui gol kedua Mata, yang dia cetak dari titik penalti menit 72, setelah dia dijatuhkan Denys Garmash di kotak ter-

3 3 3 3

2 2 0 0

1 0 2 1

0 1 1 2

6-1 4-4 2-3 1-5

7 6 2 1

larang. Berselang tiga menit, kiper Spanyol David de Gea melanggar Roman Zozulya hingga berbuah hadiah tendangan 12 pas buat Ukraina. Namun De Gea menebus kesalahannya dengan menggagalkan eksekusi Evgen Konoplyanka. La Furia Roja asuhan Luis Milla selanjutnya menghadapi Belarus pada semifinal di StadionViborg, 22 Juni mendatang. Sedangkan juara Grup A Swiss menjajal Republik Ceko, yang menyingkirkan Inggris dengan kemenangan 2-1 pada laga terakhir Grup B. (m15/goal/espn)

duras pada laga semifinal di Houston, Rabu (Kamis WIB). Penyerang andalannya Javier ‘Chicharito’ Hernandez (foto) pun bertekad untuk terus menyumbang gol bagi sang juara bertahan. Chicharito musim lalu menunjukkan ketajamannya dengan mengoleksi 20 gol bersama klub barunya Manchester United. Dia pun turut andil mengantarkan United meraih trofi Liga Primier 2010/2011. Kesuksesan itu ingin dia tularkan saat membela Sombrero pada Piala Emas di Amerika Serikat. “Saya berada di klub terbaik dunia. Meski demikian, saya tidak merasa puas,” ucap Chicharito. “Saya ingin lebih baik lagi. Saya ingin membantu klub dan negara saya membuat sejarah,” beber bomber berumur 23 tahun tersebut.

AP

Grup C Dominasi Inggris, Uruguay PACHUCA, Mexico (Waspada): Inggris dan Uruguay menunjukkan dominasinya di babak penyisihan Grup C Piala Dunia U-17. Mentas di Estadio Hidalgo di Pachuca, Mexico, Senin (20/ 6) pagi WIB, The Three Lions mendikte permainan Rwanda sebelum memastikan kemenangan 2-0. Menit 10 tendangan keras Raheem Sterling menghantam mistar gawang kiper Rwanda Marcel Nzarora. Peluang Hallam Hope (foto) menyambut tendangan bebas Jake Caskey juga membentur mistar menit 19, begitu pula sundulan Hope di akhir babak pertama. Inggris memperbaiki efektivitas permainannya pada babak kedua. Gol pembuka kemenangan tercipta menit 68 ketika Hope menguasai umpan panjang, lantas menuntaskan-

PEMAIN Jamaika Luton Shelton memanjat badan pemain AS Clarence Goodson dalam duel di RFK Stadium, Washington, Senin (20/6) pagi WIB. -AP-

Jawaban di halaman A2.

Gelandang serang Los Ches itu tak menyia-nyiakan kesempatan, setelah bek Ukraina Serhiy Kryvstov terpeleset saat hendak menghalau bola sodoran Ander Herrera. El Matador kemudian memantapkan skor menit 27. Thiago Alcantara memberikan bola pada bek kanan Martin

NEW YORK (Antara/AFP): Mexico diperbolehkan mengganti lima pemainnya yang dinyatakan positif menggunakan obat terlarang dan mundur dari Piala Emas 2011. Federasi Sepakbola Amerika Tengah, Utara dan Karibia (Concacaf), mengumumkan izin itu lewat pernyataan mereka yang dikutip Senin (20/6). Mexico sebelumnya meminta izin untuk menggantikan lima pemainnya yang dinyatakan terkontaminasi zat terlarang clenbuterol, sehingga dikeluarkan dari tim demi pemeriksaan lebih lanjut. Kendati tanpa diperkuat kelima pemain dimaksud, Sombrero malah belum terkalahkan dalam penyisihan grup dan mulus menembus semifinal setelah menang 2-1 atas Guatamela akhir pekan lalu. Mexico akan bertemu Hon-

WASHINGTON (Waspada): Panama maju ke semifinal Piala Emas Concacaf 2011, setelah secara dramatis mengalahkan El Salvador 5-3 lewat adu penalti. Dalam duel perempatfinal di RFK Stadium, Washington, Senin (20/6) pagi WIB, Luis Tejada menjadi penyelamat Panama dengan menyamakan kedudukan menit 90. Tejada menggebrak, setelah sebelumnya Rodolfo Zelaya mencetak gol menit 78 untuk membawa El Salvador memimpin hingga jelang akhir laga. Panama berarti jumpa lagi dengan saingan yang dipecundanginya 2-1 di babak penyisihan Grup C Amerika Serikat, yang pada babak delapan besar lainnya menyingkirkan Jamaika 2-0 di tempat yang sama. Jermaine Jones dan Clint Dempsey tampil sebagai bintang kemenangan Paman Sam pada kejuaraan bagi Negara-negara kawasan Amerika Tengah, Utara dan Karibia tersebut. Jones membuka pesta Sam Army’s menit 49. Gelandang asal Jerman yang tampil kesembilan kalinya dalam tim AS itu, melepaskan tembakan mendatar dari luar kotak penalti. Bola mental ke kaki bek Jermaine Taylor, namun kemudian menjalar ke gawang kosong kiper Donovan Ricketts. Tuan rumah AS memanfaatkan kesalahan Taylor yang dikeluarkan dari lapangan menit 67, karena pelanggaran kasarnya terhadap Jones. Paman Sam mendapatkan gol kedua melalui Dempsey menit 80 dengan cara amat sederhana. Umpan datar dari Juan Agudelo disambut Dempsey yang berdiri sendiri di sisi kanan. Ricketts coba menghampirinya, tetapi Demsey mengelabuinya dengan mudah dan bola dengan gampang masuk ke gawang Jamaika. Paman Sam akan menantang Panama di Houston, duel semifinal lainnya mempertemukan Mexico dengan Honduras. Juara Piala Emas mendapat tempat dalam Piala Konfederasi FIFA 2013. (m15/ant/rtr/afp)

Putih melangkah, mematikan lawannya tiga langkah.

0 0 0 0

Mexico Boleh Tambah Pemain

Semifinal Piala Emas

TTS TOPIK

3 1 1 1

Klasemen Akhir Grup B Spanyol Ceko Inggris Ukraina

Panama - Paman Sam Jumpa Lagi

Problem Catur

3 3 3 3

daily news

nya dengan mencungkil bola melampaui jangkauan Nzarora. Empat menit sebelum bubaran, Sterling, pemain remaja Liverpool, menggandakan keunggulan Three Lions melalui tendangan melengkung. Sebelumnya di grup yang sama, Uruguay membantai

Kanada 3-0, semua gol baru tercipta pada babak kedua. Mesin gol Uruguay Juan Cruz Mascia membuka keunggulan timnya menit 52. Menyusul kemelut di daerah pertahanan Kanada, Cruz Mascia melepaskan tembakan dari jarak dekat yang tak bisa dicegah kiper Maxime Crepeau. Menit 86 Guillermo Mendez memanfaatkan hadiah penalti untuk memantapkan keunggulan Le Celestte. Saat tambahan waktu, Elbia Alvarez menutup pesta kemenangan Uruguay, yang pada penampilan keduanya jumpa Rwanda. Sedangkan Kanada menjajal Inggris. Di Grup D, Selandia Baru tampil perkasa dengan menggasak Uzbekistan 4-1 di Estadio Torreon. Amerika Serikat juga tampil cemerlang dengan menggunduli Republik Ceko 3-0. (m15/goal/fifa)

Sudoku

POLITIK & HUKUM

Mendatar

2. Cendekiawan yang berkiprah dalam pemerintahan. 6. Kewajiban masuk tentara untuk masa tertentu. 7. Pemimpin pemerintahan (Arab). 9. Metode debat kritis yang dimbil dari nama filsuf Yunani terkenal. 11. Keputusan atau perintah yang dikeluarkan oleh Presiden RI seperti yang terjadi tahun 1959. 12. Filsuf terkenal Yunani yang metodenya digunakan dalam pendidikan hukum di AS. 14. Orang yang ahli dalam memberikan pertimbangan tentang baik buruknya suatu hasil karya, pendapat dsb. 17. Jenis rokok Indonesia yang masih dalam gugatan ke World Trade Organization karena dilarang masuk AS. 18. Secara taktik; Dengan siasat; Dana operasional kepala daerah. 21. Diktator; Orang yang mempunyai kekuasaan mutlak. 23. Munafik; Orang yang suka berpura-pura. 24. Istilah populer pejabat Sumut menebar uang. 25. Kaum kritikus.

Menurun

1. Seseorang yang menjadi bagian dari sistem pemerintahan yang berpegang pada hierarki dan jenjang jabatan. 2. Kota simbolik bagi warga Irak, termasuk Saddam Hussein; Kota kelahiran pemimpinArab, Saladin, yang merebut kembali Jerusalem. 3. Kekuasaan atau power dalam bahasa Yunani. 4. Komisi Pemilihan Umum. 5. Pesan; Perintah atasan; Wejangan. 8. Penganut yang berpendapat bahwa negara harus diperintah oleh orang kaya dan tinggi martabatnya. 10. Orang kedua dalam kepemimpinan partai politik setelah ketua. 13. Nyata; Benar ada. 15. Ukuran yang menjadi dasar penilaian atau penetapan sesuatu. 16. Penganut (pengikut) paham demokrasi. 19. Jajahan. 20. Raja wanita; Permaisuri. 22. Gerak air yang mengalir, biasanya bawahan tidak berani melawannya.

Isi kotak kosong dengan angka 1 sampai 9. Tidak boleh ada pengulangan angka mendatar, menurun, maupun di dalam kotak 3x3 bergaris tebal. Tidak ada keterlibatan matematika, hanya membutuhkan pertimbangan dan logika. Tingkat kesulitan: mudah (**), bisa diselesaikan dalam waktu tak sampai tujuh menit. Jawabannya lihat di halaman A2 kolom 1.

7 9 4 6 3 7 6 2 1 6 3 7 9 9 6 8 3 7 3 5 9 7 4 5 1 2 9 8 5 4 7 3 5 9 6 4 7 3 2 9

e209


Sport

A10

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

Alexis Pantas Barca SANTIAGO (Waspada): Striker Chile Alexis Sanchez yang sedang naik daun, batal bergabung dengan Manchester City.

Reuters

Obinna Gabung Lokomotiv LAGOS (Antara/AFP): Penyerang Nigeria Victor Obinna (foto) gabung klub papan atas Rusia Locomotiv Moscow dengan kontrak empat tahun. “Obinna telah menandatangani kontrak empat tahun dengan Locomotiv dan dia sudah melalui pemeriksaan medis di Moskow,” kata perwakilannya di Nigeria, Tony Adele, Senin (20/6). Striker berusia 24 tahun itu pindah ke Rusia sebagai pemain bebas, setelah Inter Milan tidak mengaktifkan klausul kontraknya. Musim lalu Obinna juga dipinjamkan Inter ke West Ham United, yang terdegradasi dari Liga Premier. Bayaran Obinna tidak disebutkan, namun diyakini menyamai penawaran klub raksasa Turki Galatasaray, yang bersedia membayarnya dua juta euro setahun. Rekan senegaranya Osaze Odemwingie meninggalkan Locomotiv tahun lalu di bawah bayang-bayang kontroversi, setelah serangan rasis oleh fans klub asal Moscow tersebut.

Penyerang Udinese itu justru akan menandatangani kontrak dengan klub juara Eropa Barcelona. “Tampaknya saya bisa menjadi pemain terbaik di dunia, karena itu sudah sepantasnya saya bermain pada klub terbaik dunia (Barca),” klaim Alexis, seperti dikutip dari AFP. Alexis kini dalam kamp pelatihan Chile untuk persiapan menghadapi Copa America 2011, yang bergulir mulai 1 Juli mendatang. Dia kembali menunjukkan ketajamannya ketika Chile menggunduli Estonia 4-0 dalam duel eksibisi di Santiago, Senin (20/6) pagi WIB. Alexis mencetak gol keempat

yang menutup pesta kemenangan tim tuan rumah menit 50. Gol pembuka keunggulan Chile disumbangkan Matias Fernandez menit 21. Waldo Ponce memantapkannya menit 42 dan Humberto Suazo memastikan tuan rumah unggul 3-0 saat memasuki rehat laga. Alexis yang menjadi komoditas terlaris di bursa transfer musim panas ini menunjukkan kepantasannya menit 50 dengan mencetak gol keempat Chile. Bomber berumur 22 tahun itu kabarnya akan dikontrak El Barca dengan nilai transfer sebesar 35 juta euro dari Udinese, tempat dia mencetak 12 gol musim lalu di Liga Seri A.

Dia akan diijinkan pelatih Chile Claudio Borghi untuk menentukan masa depannya pekan ini dengan menyela persiapannya bagi Copa America di Argentina. Dana Rossi Alexis tampil mengesankan pada putaran final Piala Dunia 2010, saat Chile mencapai putaran kedua di Afrika Selatan. Dia diberitakan mendapat tawaran menarik dari Barca, Juventus, Manchester City, dan, juara Liga Inggris Manchester United. Namun agennya mengatakan, Alexis lebih memilih Barca sebagai pelabuhan berikutnya. Masuknya Alexis ke Camp Nou, berarti menutup kesempatan penyerang Villarreal Giuseppe Rossi untuk gabung juara La Liga Primera tiga tahun beruntun tersebut. Menurut Andrea Pastorello,

agen Rossi, tidak mungkin bagi Barca mengeluarkan dana sampai •75 juta untuk mendapatkan dua pemain. Pastorello mengklaim, El Catalan hanya memiliki dana •45 juta untuk membeli pemain baru, pilihannya Alexis (Chile) atau Rossi (Italia). “ Bila hanya ada •45 juta untuk membeli pemain dan Barca sudah harus mengeluarkan •30 juta untuk Alexis, maka sudah tidak ada lagi dana untuk transfer Rossi,” papar Pastorello. Ditambahkannya, jika memang menghendaki kliennya, El Blaugarana mesti membuktikannya dengan mengambil langkah kongkret. “Bila tidak, transfernya tidak akan pernah terjadi. Mereka bebas membeli pemain yang diinginkan. Itu tak masalah, sepakbola adalah sepakbola,” katanya menambahkan. (m15/ant/afp/goal)

STRIKER Chile Alexis Sanchez merayakan golnya ke gawang Estonia di Santiago, Chile, Senin (20/ 6) pagi WIB. -AP-

Menpora Batal Buka Porwil Sumatera BATAM (Waspada): Menteri Pemuda dan Olahraga Andi Mallarangeng batal membuka Pekan Olahraga Wilayah (Porwil) Se-Sumatra VIII di Batam, Provinsi Kepulauan Riau, Senin (20/6). Porwil kali ini diikuti 854 atlet dari sembilan provinsi di Sumatra. Porwil VIII ini berlangsung pada 20-26 Juni ini dan tampak kurang mendapat perhatian dari warga setempat. “Kesemarakannya kurang sekali. Bahkan seperti tidak ada event apa-apa di sini,” ungkap Ketua Kontingen Aceh, T Rayuan Sukma.

Ketidakhadiran Menpora makin membuat Porwil menjadi hambar. Akhirnya, pembukaan secara resmi dilakukan Gubernur Kepri HM Sani di Lapangan Tumenggung Abdul Jamal, Batam. Tahun ini, Porwil Sumatra memperebutkan 74 medali dari enam cabang olahraga meliputi atletik (45), catur (4), sepaktakraw (4), bulutangkis (7), bola basket (2), bola voli (2), dan pencak silat (20). Cabang renang tidak dipertandingkan pada Porwil tahun ini karena KONI mengatakan tidak ada kolam renang yang

layak untuk menjadi venue pertandingan di Batam. Sementara itu, 18 nomor cabang atletik akan dipertandingkan di Nordin Jadi Athletic Stadium Johor Bahru, Malaysia, 23-24 Juni. Dikatakan, biaya atlet dan ofisial yang berjumlah 100 orang di Malaysia akan ditanggung Pemprov Kepri yang juga menganggarkan untukRp3 miliar untuk Porwil VIII Sumatera. Wakil Ketua Panitia PB Porwil Batam, Amri, mengatakan Provinsi Aceh tercatat sebagai kontingen terkecil. Provinsi paling ujung utara Pulau Sumatra

ini mengirim 63 atlet yang terdiri atas 53 putra dan 10 putri didampingi 20 ofisial. Daerah yang paling banyak mengirim atlet adalah Provinsi Sumatera Barat dengan kekuatan kontingen sebanyak 130 atlet (70 putra, 60 putri) serta 35 ofisial. Kontingen terbesar kedua diduduki Sumsel dengan jumlah 116 atlet (67 putra, 49 putri) serta 37 ofisial. Tuan rumah Kepri yang juga provinsi termuda di Pulau Andalas menduduki urutan ketiga dengan 110 atlet (74 putra, 36 putri, 32 ofisial). (b05/m18)

Awal Baik Catur Beregu Sumut BATAM, Kepri (Waspada): Regu catur Sumatera Utara (Sumut) mengawali pertandingan Pekan Olahraga Wilayah (Porwil) se-Sumatera 2011 dengan kemenangan 2,5 Match Point (MP)-1,5 MP atas Jambi di Hotel Grand Majesty Batam, Senin (20/6). Di nomor perorangan, dua pecatur Sumut juga berhasil meraih kemenangan. Di nomor beregu babak pertama, tim catur Sumut yang diperkuat MN Sukarnaedi, MF Hamdani Rudin, MN Binsar Marbun, dan MN Pitra Andika tampil gemilang. Di nomor perorangan, Sumut menurunkan MP Marihot Simanjuntak dan MN Bakhori Nasution. Meskipun Jambi memiliki nama besar, pecatur Sumut tidak gentar. Buktinya, Sumut mampu meraih kemenangan perdana lewat Sukarnaedi dengan mengalahkan MN Sugiarto Tjin. Binsar Siahaan juga menambah 1 MP kala menum-

Waspada/Setia Budi Siregar

PECATUR Sumut MN Pitra Andika (kanan) memikirkan langkah jitu saat menghadapi MN Armansyah Putra (Jambi) pada Porwil VIII 2011 di Hotel Grand Majesty Batam, Senin (20/6). bangkan MN Hudallah SPd, sedangkan Hamdani Rudin hanya mampu bermain remis dengan MN Mukhlis Hamidi. Pecatur muda Sumut MN Pitra Andika yang bertanding di nomor beregu belum beruntung. Melawan MN Armansyah Putra, Pitra Andika dipaksa

menyerah. Kegemilangan di nomor beregu juga diikuti dua pecatur Sumut yang turun di nomor perorangan. MP Marihot Simanjuntak mengumpulkan 1 MP setelah mengalahkan MN Ruby Tamono (Sumbar) dan MN Bakhori Nasution menang atas pe-

catur andalan asal Sumsel, MN Eddy Zuherman SH. Kemenangan Marihot turut mendapat aplaus Wakil Sekretaris Pengprov Percasi Sumut, Suhadi WN, yang juga wasit nasional. Pasalnya, Marihot berhasil mengalahkan Ruby Tamono, salah satu unggulan. “Hasil menggembirakan tim catur Sumut diharapkan menambah motivasi pada laga berikutnya,” terang Suhadi. Pada pertandingan catur, atlet Sumut turut didukung Ketua Umum KONI Sumut Gus Irawan Pasaribu dan Ketua Kontingen Sumut Muhyan Tambuse serta sejumlah ofisial kontingen. Pada Selasa (21/6) ini, regu catur Sumut kembali bertanding melawan tim tangguh Sumatera Selatan. Hasil beregu catur Porwil lainnya adalah Kepulauan Riau vs Sumsel 1-3, Aceh vs Bangka Belitung 2,5-1,5, Lampung vs Sumbar 2,5-1,5. (m18)

Basket Putra Sumut Takluk BATAM (Waspada): Tim basket putra Sumut dipaksa mengakui keunggulan tuan rumah Kepulauan Riau 51-62 lewat perpanjangan waktu di penyisihan Grup A Pekan Olahraga Wilayah (Porwil) se-Sumatera 2011 di GOR Basket Tumenggung Batam, Senin (20/6). Sebagai juara bertahan, Sumut mendapat perlawanan ketat. Di awal pertandingan, Kepri langsung unggul 4-2 dan secara perlahan dikejar Sumut yang mampu bangkit hingga berbalik unggul 20-13. Kepri pun bangkit pada kuarter kedua. Dengan mengandalkan

serangan balik, Kepri berhasil mengumpulkan poin demi poin. Sedangkan, Sumut terus berusaha menjaga jarak angka dengan tuan rumah. Babak pertama pun berakhir 28-26 untuk keunggulan Sumut. Berhasilnya Kepri menipiskan ketinggalan membuat Sumut terus berusaha meningkatkan serangan. Ketatnya pertahanan masing-masing tim membuat keduanya gagal mencetak banyak angka pada kuarter ketiga ini. Sumut menambah 10 angka, sedangkan Kepri hanya tujuh poin. Pada kuarter penentu, tim

Sumut sering melakukan kesalahan dan selalu kalah dalam perebutan bola. Kondisi ini dimanfaatkan pemain Kepri. Didukung suporter, Kepri mulai mengejar ketinggalan. Beberapa detik jelang laga berakhir, Kepri berbalik ungggul 50-45. Tapi, anak-anak Sumut belum menyerah. Buktinya, Sumut mampu menyamakan kedudukan menjadi 50-50 hingga waktu normal berakhir. Hasil ini sempat diprotes kubu Kepri, karena menilai jam penunjuk waktu tidak berfungsi. Namun, panitia tegas menyatakan pertandingan harus disele-

saikan melalui waktu tambahan alias overtime. Di sini, permainan Sumut tidak berkembang dan hanya menambah satu angka. Sebaliknya, Kepri menambah 12 poin untuk memastikan kemenangan 62-51. Ketua Pengprov Perbasi Sumut, Mathias Huangdinata, juga sempat protes kepada panitia. Dia menilai wasit terlalu memihak tuan rumah dan merugikan tim Sumut. Namun, protesnya tidak sempat membuat kekisruhan, karena Mathias langsung ditenangkan oleh ofisial Sumut lainnya. (m18)

OMR Yamaha Matic Seri IV Lebih Seru MEDAN (Waspada): Ladon Club Indonesia (LCI) siap menggelar Seri IV OMR (One Make Race) Yamaha Matic Galan Mild 2011 di sirkuit buatan Alun-alun Kantor Bupati Langkat, di Stabat, Minggu (26/6). Ketua Panpel, Adeka, didampingi Munandar (sekretaris) dan Ketua Umum LCI Efdi Irham Nasution di Medan, Senin (20/6), mengungkapkan, rangkaian seri lomba matic race paling bergengsi di Sumut ini bakal berlangsung lebih seru. Sebab, perlombaan tinggal menyisakan satu putaran saja

untuk menentukan siapa pembalap yang berhak menggondol gelar juara umum dengan hadiah utama 2 unit sepeda motor bagi juara umum kategori seeded dan pemula. Hingga Seri III, Bedha Siregar dan M Irvansyah memimpin pengumpulan poin juara umum kategori seeded dan pemula. “Lomba di Stabat ini sangat menentukan,” kata Adeka. Ditambahkannya, setiap putaran penyelenggaraan OMR Yamaha Matic Galan Mild selalu mendapat perhatian besar dari penggemar matic race, yakni

di Lubuk Pakam (Seri I), Kisaran (II), dan Tebing Tinggi (III). Di Stabat, Kabupaten Langkat, penyelenggaraannya akan memperebutkan trofi Bupati Langkat, Ngogesa Sitepu, yang sangat mendukung pembinaan olahraga otomotif. Ketua Umum LCI Efdi Irham Nasution pun ikut gembiraan dengan sukses kejuaraan, apalagi sudah mulai muncul racer wanita Giska Ananda Pratama yang untuk pertama kalinya berhasil naik podium juara di Tebing Tinggi. Panpel membuka pendaf-

taran Seri IV di sekretariat LCI Jl Juanda no 56 Medan dengan contact person Andiko 081362086115 dan showroom Yamaha Stabat (CP: Makbo 085270939352). Kelas yang diperlombakan adalah matic standar 125cc seeded, matic standar 125cc pemula, matic tuneup 150cc seeded, matic tune-up 150cc pemula, bebek 125cc standar MP5, bebek 110cc standar MP6, Jupiter MX Standart 135cc Open, matic standar lokal dan Bebek 125cc MP5 lokal (Langkat, Binjai, DS, Tebing Tinggi). (m47)

Waspada/Setia Budi Siregar

KONTINGEN Sumut melakukan defile pada acara pembukaan Porwil di Stadion Tumenggung, Batam, Kepri, Senin (20/6).


Sport

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

A11

Pesertanya 160 Petinju Dari 17 Provinsi Kejurnas Tinju Junior & Youth Di LTES 2011 MEDAN (Waspada): Kejuaraan Nasional Tinju Junior dan Youth 2011 di Open Stage Parapat, Danau Toba, Sumut, 21-27 Juni 2011 diikuti 160 peserta dari 17 provinsi se Indonesia. Pesertanya datang dari Aceh, Sumatera Utara, Sumatera Barat, Riau, Kepulauan Riau, Jambi, Lampung, Sumsel, DKI Jakarta, Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, KalimantanTimur, KalimantanTengah, Sulawesi Utara, dan Yogyakarta. Ketua Panitia Pelaksana Drs Eddy H Sibarani kepada

wartawan di Parapat, Senin (20/ 6) mengatakan, kejuaraan ini merupakan rangkaian kegiatan Lake Toba Eco Sport (LTES) 2011. “Acara pembukaannya besok (Selasa 21/6-red) akan dihadiri Wakil Ketua PP Pertina Mayjen TNI Arif Rahman, Ketua Umum Pengprov Pertina Sumut Dr H Freddy Simangunsong MBA, Gubsu Gatot Pudjonugroho ST,” ujar Eddy Sibarani. Juga hadir Kadispora Sumut Ristanto SH SpN, serta pejabat SKPD di lingkungan Pemprovsu serta kabupaten/kota se Sumut. Menurut Sibarani, Sumut

akan menurunkan 26 petinju untuk mempertahankan gelar juara umum yang diraih pada Kejurnas lalu. “Untuk mempertahankan gelar juara umum, kita telah berupaya mempersiapkan atlet tinju kita sejak dini. Ini merupakan tantangan yang cukup berat, mengingat lawan-lawan yang akan hadapi adalah petinju-petinju nasional yang tangguh,” tegasnya. Sekretaris Pengprov Pertina Sumut itu menambahkan, selain melaksanakan kejuaraan tinju, pihaknya juga menggelar Penataran Pelatih Tinju Amatir

Tingkat Nasional yang dilaksanakan 22-26 Juni 2011 di Parapat. “Kita berharap melalui penataran yang kita laksanakan akan lahir pelatih-pelatih profesional yang nantinya akan melahirkan petinju-petinju berprestasi,” harap Sibarani. Dia pun meminta masyarakat di lingkungan Danau Toba agar ikut menyukseskan, karena tujuan kegiatan ini juga untuk mempromosikan daerah itu ke tingkat nasional maupun internasional. “Dengan banyaknya wisatawan berkunjung ke daerah Danau Toba, otomotis penda-

patan masyarakat setempat akan bertambah,” katanya menambahkan. Sebagai persiapan menghadapi Kejurnas Tinju, Senin (20/6) para petinju melakukan timbang badan dan pemeriksaan kesehatan, sedangkan para ofisial melaksanakan drawing (penetapan lawan). (m15) PARA ofisial tinju melaksanakan drawing (penetapan lawan) di Open Stage Parapat, Danau Toba, Senin (20/6). -Waspada/ist-

Boaz, Bepe, Aldo Bersaing Ketat JAKARTA (Waspada): Tiga striker yang menjadi andalan di timnya masing-masing pada Indonesia Super League (ISL) 2010/11, bersaing menjadi pemain terbaik kompetisi kasta tertinggi sepakbola nasional musim ini.

Waspada/Zafrullah

PEMAIN Pra PON Aceh dipeusijuk oleh Imeum Masjid Lambhuk, Tgk H Abdul Hamid (kiri), untuk memohon keridhaan Allah SWT agar lolos ke PON XVIII/2012 di Provinsi Riau nanti.

Tim Pra PON Aceh ‘Dipeusijuk’ BANDA ACEH (Waspada): Tim sepakbola Pra PON Aceh bertekad menjadi salah satu dari empat wakil Pulau Sumatera ke ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) XVIII yang akan berlangsung di Provinsi Riau. Tekad tersebut disampaikan pelatih Iwan Setiawan didampingi manajer tim Bahrul Jamil (BJ), usai peusijuk dan penglepasan tim sepakbola Pra PON Aceh di Stadion H Dimurthala Lampineung Banda Aceh, Senin (20/6). Dalam Pra PON nanti, tim sepakbola Aceh berada di Grup A Sumatera gabung Sumut, Sumbar, dan Kepri. Pertandingan Grup A akan berlangsung di Stadion H Dimurthala, Lampineung, Banda Aceh. Di Grup B yang digelar di Bengkulu,

Mereka sudah terpilih menjadi nomine. Ketiga bomber itu adalah Boaz Solossa (Persipura Jayapura), Bambang Pamungkas (Persija Jakarta), dan Aldo Baretto (Persiba Balikpapan). Menurut CEO PT Liga Indonesia, Joko Driyono, saat menggelar jumpa pers di kantornya, Senin (20/6), penetapan pemain terbaik akan dilakukan oleh tim Technical Study Group (TSG). Pengumuman pemenang

nantinya dilaksanakan di Jayapura pada 29 Juni mendatang atau bertepatan dengan laga Perang Bintang di Stadion Mandala yang akan mempertemukan juara ISL musim ini, Persipura Jayapura, melawan pemain All Star ISL hasil polling masyarakat. Jopie Leepel selaku pimpinan TSG mengatakan setidaknya terdapat sembilan kriteria penilaian menetapkan pemain

terbaik, di antaranya konsistensi, kualitas permainan termasuk kecerdasan dalam bermain. “Akan sangat sulit bagi kami menilai karena ketiga nomime merupakan pemain yang menonjol di klubnya. Namun, hanya ada satu yang terbaik dan kami yakin pemain terpilih merupakan representasi dari peningkatan kualitas pemain yang berlaga di kompetisi Djarum ISL,” pungkas Jopie. Selain menetapkan pemain terbaik, pelaksana regulasi kompetisi non amatir di tanah air tersebut juga menetapkan 18 pemain yang masuk dalam skuad tim All Star ISL hasil polling masyarakat serta penetapan tim

Voli Pantai LTES 2011 melihat, sesungguhnya Sumatera Utara punya potensi bagus untuk memburu prestasi pada cabang voli pantai. “Kuncinya keseriusan dalam pembinaan dan pengembangan, supaya atlet voli pantai tidak lagi bersifat dadakan seperti selama ini. Kami di PBVSI segera mencarikan formulasi dan solusinya,” tekad Elfian. Kejuaraan voli pantai LTES 2011 yang berlangsung 19-21 Juni di Parbaba, diikuti tujuh kota/ kabupaten, yakni Medan, Deliserdang, P.Siantar, Simalungun, Samosir, Tanjungbalai, dan Labuhanbatu Selatan. Kejuaraan yang dikemas Dispora Sumut dan dibuka Sekdakab Samosir Ir Hatorangan Simarmata itu juga diikuti tim Pra PON Sumatera Utara pada kategori senior putra maupun putri. Untuk senior putra, pasangan Pra PON Sumut dan Deliserdang mendominasi babak semifinal. Sumut 1 ditantang DS 1 dan Sumut 2 menjajal DS 2. Di semifinal senior putri, Sumut 1 menjajal Simalungun dan Sumut 2 jumpa Pematangsiantar. Semifinal dan final berlangsung Selasa (21/ 6) ini, pagi dan sore hari langsung dirangkai dengan penyerahan hadiah kepada masing-masing pemenang. (m15)

Suporter Peduli Sepakbola Nasional MEDAN (Waspada): Kondisi sepakbola tanah air yang tak kunjung membaik menjadi sorotan tajam kelompok suporter. Kisruh PSSI hingga keadaan kompetisi yang jauh dari kesan fair play menjadi sederet permasalahan yang harus dihadapi. Untuk itu, muncul niat menyampaikan masukan demi perbaikan sepakbola nasional ke depan. Niat itu akan diwujudkan lewat diskusi yang digelar beberapa perwakilan suporter klub sepakbola nasional. Rencananya, Perwakilan Bondo Nekat (Bonek) Andi Peci, Pasoepati, dan SMeCK Hooligan akan membicarakan masa depan sepakbola Indonesia di Terminal Futsal Jl Dr Mansyur Medan, Rabu (22/6) besok. Diskusi ini akan menghadirkan beberapa elemen sepakbola, di antaranya Staf Ahli Menpora Djohar Arifin Husin, mantan pemain timnas Rocky Putiray, perwakilan dari Indonesian Corruption Watch (ITC) Apung Widadi, Presidium Koalisi Suporter untuk Revolusi PSSI, dan media. Sebelumnya, kegiatan serupa telah digelar

di Surabaya, Semarang, dan Solo dengan antusiasme masyarakat yang cukup baik. Menurut Andreas Marbun selaku penggagas acara, Kota Medan dipilih menjadi lokasi diskusi karena memang memiliki atmosfer sepakbola yang cukup baik. “Medan merupakan kota ketiga terbesar di Indonesia. Jadi kami yakin, kegiatan ini tepat sasaran. Kami berharap diskusi ini bisa berjalan lancar dan menjadi stimulasi bagi kota-kota lainnya menggelar kegiatan serupa,” ungkap Andreas, Senin (20/6). Selain itu, suporter juga akan membahas rencana penyetopan APBD untuk klub-klub yang tentu mempengaruhi kondisi sepakbola nasional. Menariknya, kehadiran Rocky Putiray yang paham seluk beluk dan ‘kecurangan’ yang diduga terjadi dalam iklim kompetisi nasional selama ini. “Diskusi ini akan membuka mata masyarakat yang mungkin kurang memahami betapa sepakbola Indonesia selama ini penuh dengan intrik dan rekayasa, di mana ini sepatutnya tidak boleh terjadi lagi di masa mendatang,” tandasnya. (m33)

Karate Sumut Diminta Pertahankan Piala MEDAN (Waspada): Tim atlet karate Forki Sumut diharapkan mampu mempertahankan prestasi pada Kejurnas Karate Junior dan Kadet Piala Mendagri XV dan Mendiknas IV 2011 yang akan berlangsung di Banjarbaru, Kalimantan Selatan, 23-25 Juni nanti. Seperti diketahui, pada 2010 Sumut berhasil memboyong piala bergilir Mendagri untuk kategori junior putri dan junior putra yang masingmasing dipersembahkan Tiffany Hadi (Inkanas) dan Maruli JL Butarbutar (KKI) dengan memenangi pertandingan best of the best. “Kita berharap prestasi itu bisa dipertahankan atau bahkan ditingkatkan lagi,” ujar Ketua Umum Pengrov Forki Sumut DR Rahmat Shah pada acara penglepasan atlet di Rahmat Gallery Medan,

Minggu (19/6). Selain memberikan motivasi kepada para atlet dan ofisial, Rahmat yang sudah tiga periode memimpin Forki Sumut juga mengatakan rencananya melakukan revisi kepengurusan. “Hal ini berkaitan dengan banyaknya event yang harus diikuti. Kita membutuhkan kekompakan pengurus dan dana pembinaan yang besar. Untuk itu, Forki Sumut mempertimbangkan untuk melakukan revisi kepengurusan,” katanya. Menanggapi harapan Rahmat Shah, Manajer Tim Atlet Sumut Delphinus Rumahorbo menyatakan harapan Ketua Umum Forki Sumut masih mungkin terpenuhi. “Dari materi atlet yang dikirim, kita optimis mampu mempertahankan Piala Mendagri,” katanya. (m42)

Fair Play. Terkait pelaksanaan laga Perang Bintang, dari ratusan pemain yang terlibat di ISL musim ini telah terpilih 18 pemain terbaik yang tergabung dalam tim All Star. Mereka terpilih dari 64 kandidat dalam jajak pen-

dapat fans via SMS sejak 23 Mei19 Juni lalu. Total fans yang berpartisipasi terdapat 7.624 nama yang kemudian menjadikan kiper Arema, Kurnia Meiga, sebagai peraih suara terbanyak (424). (yuslan)

Andra Bertahan Di Puncak

bercokol Jambi, Bengkulu, Bangka Belitung, Sumsel, dan Lampung. “Sebagai tuan rumah, kita harus memasang target juara, sehingga bisa lebih leluasa melenggang ke babak selanjutnya,” tutur Iwan Setiawan, seraya menambahkan hanya juara dan runner up grup yang bakal lolos nanti. Manajer Tim Bahrul Jamil menyebutkan, juara dan runner up Grup A akan menghadapi dua tim terbaik Grup B dengan sistem silang. Juara I hingga III akan mendampingi tuan rumah Riau, yang secara otomatis lolos ke PON 2012. Ketua Panpel Said Mursal mengatakan, pertandingan Pra PON di Stadion Dimurthala Lampineung akan berlangsung pada 22-27 Juni. (b07)

DS, P.Siantar Dominasi Semifinal MEDAN (Waspada): Pasangan atlet dari Deliserdang dan Pematangsiantar mendominasi semifinal cabang olahraga voli pantai pada Lake Toba Eco Sport (LTES) 2011. Pada babak penyisihan terakhir di Pantai Pasir Putih, Parbaba, Samosir, Senin (20/6), DS dan P.Siantar berhasil meloloskan beberapa pasangan atletnya ke putaran empat besar. Bahkan di semifinal kategori junior putri, DS 1 terpaksa‘saling bunuh’ dengan DS 2. Semifinal lainnya mempertemukan P.Siantar 1 melawan P.Siantar 2. Dominasi Kabupaten Deliserdang berlanjut pada kategori junior putra. Pada semifinal yang digelar, Selasa (21/6) ini, DS 1 akan menjajal DS 2, calon lawan finalnya adalah pemenang partai P.Siantar 1 kontra Simalungun 2. Menurut Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi (Kabid Binpres) Pengprov PBVSI Sumut, Elfian, dominasi atlet dari kabupaten yang dipimpin Bupati H Amri Tambunan itu memang sudah diprediksi sejak semula. “Atlet voli pantai umumnya kan diambil dari pemain voli indoor. Deliserdang masih yang terbaik di Sumatera Utara untuk kategori atlet voli muda, karena punya pembinaan yang teratur dan berkesinambungan,” jelas Elfian. Melalui kejuaraan di LTES 2011, dia juga

Daftar Pemain All Star ISL 2011 Kurnia Meiga, Purwaka Yudi, Zulkifli Syukur, Ahmad Bustomi, Yongki Aribowo (Arema), Ferry Rotinsulu, Claudiano Alves, Gunawan Dwi Cahyo, M Ridwan (Sriwijaya FC), Edi Hafid (Pelita Jaya), M Roby, Ronald Fagundes (Persisam Samarinda), David Pagbe (Semen Padang), M Nasuha, Bambang Pamungkas (Persija Jakarta), Miljan Radovic, Cristian Gonzales (Persib Bandung), dan Aldo Baretto (Persiba Balikpapan)

AP

Tontowi/Liliyana Berharap Gelar Kandang JAKARTA (Waspada): Sukses menggondol trofi di Singapura Terbuka Super Series, ganda campuran terbaik Indonesia, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir (foto), membidik gelar Djarum Indonesia Terbuka Super Series Premier yang mulai bergulir Selasa (21/6) ini. “Seneng banget juara di Singapura. Harapannya buat Indonesia Super Series, mudahmudahan bisa seperti di Singapura di mana kita main bagus, kompak, dan tetap konsentrasi,” ujar Liliyana yang sebelumnya pernah jadi nomor satu dunia ketika berpasangan dengan Nova Widianto. Memang, performa Tontowi/Liliyana selama turnamen

berhadiah 200 ribu dolar AS tersebut sangat menjanjikan. Permainan agresif dan cerdik menjadi modal pasangan nomor lima dunia tersebut meraih gelar ketiga sepanjang tahun ini (kelima dalam karier mereka). Di final Singapura Terbuka, Tontowi/Liliyana tampil dominan melawan pasangan Taiwan Chen Hung Ling/Cheng Wen Hsing. Alhasil, duet Merah Putih itu menang 21-14, 27-25. Sebelumnya, Tontowi/Liliyana merebut gelar di India Terbuka Super Series dan Malaysia Terbuka Grand Prix Gold. Tahun lalu, kedunya menyabet gelar di Macau dan Indonesia. Sementara itu, Taufik Hidayat belum meraih gelar tahun

ini. Menghadapi Djarum Indonesia Open Super Series Premier, Taufik bersiap semaksimal mungkin untuk menjadi juara. Tantangan Taufik akan hadir di hadapan publiknya sendiri dan persiapan serius pun dilakukan mantan pebulutangkis nomor satu dunia itu. “Taufik siap memenangi medali (juara). Ini kan turnamen yang dinantikan oleh 70-an atlet papan atas dunia,” kata Cecilia Salim dari manajemen Taufik Hidayat Arena, Senin (20/6). “Apalagi ini kan sebuah turnamen yang sangat penting untuk mengumpulkan angka ke Olimpiade. Kalau bisa juara, tentu akan senang sekali,” lanjut Cecil. (m33/rls)

ZHUHAI, China (Waspada): Pebalap Indonesia, Alexandra ‘Andra’ Asmasoebrata (foto), bertahan di puncak klasemen sementara Asian Formula Renault. Sukses finish di urutan enam dan ketiga pada seri III yang digelar di Zhuhai International Circuit, China, 17-20 Juni lalu, Andra meraih tambahan 37 poin. Dengan tambahan itu, Duta Promosi Pariwisata Indonesia ini bertahan di puncak klasemen kategori Asia dengan total 131 angka disusul Yuki Shiraishi (Jepang/120), Li Chi Cong (China/ 88), Timothy Teo (Singapura/76), Victor Yung (Hongkong/68), dan Diana Rosario (Makau/50). Sembilan pebalap lain menempati urutan 7-15 dengan raihan 13-39 poin. Untuk kategori keseluruhan, posisi Andra tergeser oleh Yuki Shiraishi ke posisi kedua. Dengan tambahan 54 poin dari seri III ini, Yuki mengemas 114 poin dan Andra hanya mendulang 33 angka untuk mengantongi total 110 poin. Posisi ketiga klasemen ditempati Leopold Ringbom (107), Li Chi Cong (78), dan Timothy Teo (64). Musim ini, pencapaian Andra tersebut melebihi pencapaiannya tahun sebelumnya. Pada 2010, Andra berada di urutan keenam klasemen akhir kategori Asia dan delapan untuk keseluruhan. Pada musim balap 2009, Andra berada di urutan ketujuh Asia dan 16 kategori keseluruhan. Tahun ini, musim balap masih menyisakan tiga seri (enam sesi) yang akan digelar di Sirkuit Internasional Shanghai (China) pada Agustus, September, dan Oktober mendatang. Andra sendiri berharap bisa menyelesaikan musim tahun ini dengan hasil lebih baik ketimbang sebelumnya. (m33/ant)

kpl


Sport Nadal, Venus Menang Mudah

A12

WIMBLEDON, Inggris (Waspada): Rafael Nadal (foto), melewati rintangan pertama di ajang Wimbledon yang memasuki edisi ke-125 dengan memuaskan. Petenis Spanyol tersebut memulai kampanye mempertahankan gelar dengan kemenangan 6-4, 6-2, 6-2 atas petenis Amerika, Michael Russell, Senin (20/6). Nadal, sukses merengkuh gelar keenam di Prancis Terbuka, sempat kehilangan servis di set pembuka. Tetapi dengan

cepat Raja Tanah Liat itu membalasnya dengan melakukan break, sebelum mempertontonkan konsistensinya sepanjang

duel. Selanjutnya, Nadal yang mengincar gelar ketiga di Wimbledon dan ke-11 untuk seluruh titel grand slam, akan bertemu petenis AS Ryan Sweeting yang menang atas Pablo Andujar (Spanyol) 3-6, 4-6, 6-1, 7-6 (1), 6-1.

Petenis unggulan lain yang berhak melangkah ke babak kedua adalah Tomas Berdych (Rep Ceko), Stanislas Wawrinka (Swiss), dan Gael Monfils (Prancis). Berdych mengalahkan Filippo Volandri (Italia) 6-2, 6-2, 6-1,Wawrinka mengungguli Potito Starace (Italia) 6-3, 6-4,

6-4, sedangkan Monfils menang atas Matthias Ba-chinger (Jerman) 6-4, 7-6 (3), 6-3. Di sektor putri, unggulan kedua Vera Zvonareva (Rusia) dipaksa bermain rubber set melawan petenis AS Alison Riske sebelum menang 6-0, 3-6, 6-3. Di babak kedua, Zvonareva akan

AP

bertemu Elena Vesnina yang mengalahkan Laura Pous Tio

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

(Spanyol) 6-4, 6-3. Hasil positif juga diraih juara lima kali Venus Williams yang kembali lagi ke lapangan rumput favoritnya.Venus, mengenakan busana dengan desain unik, menang 6-3, 6-1 atas peringkat 97 dunia asal Uzbekistan, Akgul Amanmuradova.

Di babak kedua,Venus akan bertemu petenis veteran Jepang, Kimiko Date-Krumm. Pemain berusia 40 tahun ini menang 60, 7-5 atas Katie O’Brien (Inggris). Yanina Wickmayer (Belgia) ikut lolos dengan menumbangkan Varvara Lepchenko (AS) 7-5, 6-3. (m33/ap)


Sumatera Utara

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

Kota Medan B. Aceh Binjai Bireuen B. Pidie G. Sitoli K. Jahe Kisaran Kutacane Langsa

Zhuhur 12:28 12:42 12:29 12:36 12:36 12:33 12:29 12:25 12:32 12:31

‘Ashar 15:55 16:09 15:56 16:03 16:03 15:59 15:56 15:51 15:58 15:58

Magrib 18:39 18:56 18:40 18:50 18:48 18:39 18:39 18:34 18:42 18:43

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

19:54 20:11 19:55 20:05 20:03 19:54 19:54 19:49 19:57 19:58

04:44 04:55 04:45 04:48 04:49 04:53 04:46 04:42 04:47 04:45

04:54 05:03 04:55 04:58 04:59 05:03 04:56 04:52 04:57 04:55

L.Seumawe 12:34 L. Pakam 12:28 Sei Rampah12:27 Meulaboh 12:38 P.Sidimpuan12:26 P. Siantar 12:27 Balige 12:27 R. Prapat 12:24 Sabang 12:42 Pandan 12:28

06:16 06:26 06:17 06:21 06:21 06:24 06:18 06:13 06:19 06:17

Zhuhur ‘Ashar 16:02 15:54 15:54 16:05 15:42 15:54 15:53 15:50 16:09 15:54

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

Zhuhur ‘Ashar

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

18:48 18:38 18:38 18:50 18:33 18:36 18:35 18:32 18:56 18:35

20:03 19:53 19:53 20:05 19:47 19:51 19:50 19:46 20:12 19:50

04:47 04:43 04:42 04:53 04:46 04:44 04:45 04:42 04:53 04:47

04:57 04:53 04:52 05:03 04:56 04:54 04:55 04:52 05:03 04:57

Sibolga Sidikalang Sigli Singkil Stabat Takengon T.Balai Tapaktuan Tarutung T.Tinggi

12:28 12:29 12:39 12:32 12:29 12:36 12:24 12:34 12:27 12:26

18:35 18:39 18:53 18:40 18:40 18:48 18:34 18:44 18:35 18:37

19:50 19:53 20:08 19:55 19:55 20:03 19:48 19:59 19:50 19:52

04:47 04:47 04:51 04:50 04:44 04:49 04:41 04:51 04:46 04:43

04:57 04:57 05:01 05:00 04:54 04:59 04:51 05:01 04:56 04:53

Panyabungan 12:25 Teluk Dalam12:32 Salak 12:30 Limapuluh 12:25 Parapat 12:27 GunungTua 12:24 Sibuhuan 12:24 Lhoksukon 12:34 D.Sanggul 12:28 Kotapinang 12:23 AekKanopan 12:24

06:19 06:15 06:14 06:25 06:17 06:15 06:17 06:14 06:25 06:19

15:54 15:56 16:06 15:58 15:56 16:03 15:51 16:01 15:54 15:53

Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut

Resmob T. Tinggi Tangkap Tersangka Pengedar SS

Akibat Berkelahi Tewas

Budayakan Tertib Lalu Lintas, 642 Kendaraan Ditilang T. TINGGI (Waspada) : Sejak 1 hingga 15 Juni 2011, tercatat 642 kendaraan bermotor diberikan tilang simpati dalam operasi yang dilancarkan Satuan Lalu Lintas Polres Tebingtinggi pada 1-21 Juni 2011. Tilang simpati diberikan berupa teguran tanpa denda kepada pengguna kendaraan yang melanggar peraturan berlalu lintas berguna untuk menciptakan budaya tertib berlalu lintas di masyarakat. Hal itu dikatakan Kapolres Tebingtinggi melalui Kasat Lantas AKP Juliani Prihartini, Rabu (15/6). Selain menanamkan budaya tertib lalu lintas, tilang simpati berguna menekan tingkat pelangaran peraturan lalu lintas dan tingkat kecelakaan di jalan raya yang sering menelan banyak korban baik korban luka-luka maupun korban tewas. Akan tetapi, katanya, tindakan tegas tetap diberikan kepada pengendara yang membahayakan pengguna jalan lainnya seperti ugal-ugalan, kebut-kebutan di jalan raya, menerobos lampu merah dan lainnya. Tercatat dari 1 hingga 15 Juni 2011 ini Satlantas Polres Tebingtinggi menangangani 7 kasus laka lantas, 4 orang diantaranya meninggal dunia dan 4 orang mengalami luka berat, 1 luka ringan dengan kerugian materi Rp1.750.000. (a11)

Tim Penilai Lomba Desa Sumut Tinjau Desa Air Hitam STABAT (Waspada) : Kemampuan kepala desa beserta seluruh perangkatnya diharapkan mampu memotivasi masyarakat untuk terlibat aktif berpartisipasi dalam pembangunan desa. Selain itu kerjasama antara lembaga desa BPD, LPMD dan PKK diperkuat dengan keberadaan KarangTaruna memberikan nilai lebih terhadap lajunya pembangunan di suatu wilayah. “Menjadi desa terbaik merupakan amanah yang berat untuk itu harus siapkan diri dan mental masyarakat secara baik,” kata Jakfar Situmorang selaku Ketua Tim Penilaian Lomba DesaTerbaik 2011PropinsiSumateraUtaraketikamelaksanakanevaluasipenilaian di Desa Air Hitam Kecamatan Gebang Kabupaten Langkat, Kamis (16/6). Dalam kegiatan yang berlangsung di kantor desa setempat, rombongan tim dari Pemprovsu juga melakukan dialog, baik kepada Kepala Desa maupun perangkatnya. (a01)

Iptu Zulkarnain Jabat Kapolsek Stabat STABAT (Waspada) : Jabatan Kapolsek Stabat diserahterimakan dari AKP Risya Mustario kepada Iptu Zulkarnaen. Sertijab berlangsung di Lapangan Bhara Daksa Mapolres Langkat dipimpin Kapolres AKBP Mardiyono, Senin (20/6). AKP Risya akan menduduki jabatan baru sebagai Kasi Dikmas Subdit Dikyasa Dit Lantas Poldasu. Sementara Iptu Zulkarnaen sebelumnya menjabat sebagai Kasi Propam Polres Langkat. Jabatan Kasi Propam kini diamanahkan kepada Iptu Samsir Koto dari Satlantas Polres Langkat. Dalam amanat Kapolres disebutkan bahwa mutasi adalah pembinaan karir anggota Polri. Meskipun ada pergantian pejabat, diharapkan seluruh mitra kamtibmas dan komponen masyarakat senantiasa mendukung tugas kepolisian. (a03)

Dedi Ahmad Ketua PP Bandar Klippa BANDARKLIPPA (Waspada) : Dedi Ahmad Nasution terpilih kembali untuk memimpin Ranting Pemuda Pancasila (PP) Desa Bandar Klippa, Kec. Percut Sei Tuan, periode 2011-2013 dalam musyawarah pemilihan di aula kantor Desa Bandar Klippa, Minggu (19/6). Dalam musyawarah yang dihadiri Ketua PAC PP Percut Sei Tuan Sahrul Siregar dan para pimpinan Ranting se-Kecamatan Percut Sei Tuan, Dedi Ahmad Nasution diunjuk oleh 8 dari 9 Anak Ranting di desa tersebut. Ketua PAC PP Percut Sei Tuan Sahrul Siregar mengucapkan selamat kepada Dedi Ahmad Nasution yang terpilih kembali memimpin PP di Desa Bandar Klippa. “Diharapkan ketua terpilih lebihmeningkatkanlagikinerjanyauntukmendukungpemerintahan desadalammempercepatpembanguandidaerahtersebut,”katanya dan meminta ketua terpilih segera menyusun kepengurusan Anak Ranting agar segera dilakukan pelantikan. Ketua Ranting PP terpilih Dedi Ahmad Nasution dalam sambutannya mengatakan, siap meningkatkan lagi kinerja PP di Desa Bandar Klippa dari program-program sebelumnya. (m39)

06:19 06:18 06:24 06:22 06:16 06:21 06:13 06:22 06:18 06:14

Zhuhur ‘Ashar 15:51 15:58 15:56 15:52 15:54 15:51 15:50 16:01 15:55 15:49 15:51

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

18:31 18:37 18:38 18:35 18:36 18:31 18:30 18:47 18:36 18:30 18:33

19:45 19:52 19:53 19:50 19:51 19:46 19:45 20:02 19:51 19:45 19:48

04:46 04:53 04:47 04:42 04:45 04:44 04:45 04:47 04:46 04:42 04:42

04:56 05:03 04:57 04:52 04:55 04:54 04:55 04:57 04:56 04:52 04:52

06:17 06:25 06:19 06:13 06:16 06:16 06:16 06:19 06:18 06:13 06:14

Puluhan Honorer Sat Pol PP Binjai Unjuk Rasa

DOLOKMASIHUL (Waspada): Anggota Reserse Mobile (Resmob) Polres Tebingtinggi menangkap seorang pria sedang mengemas sabu sabu di salah satu kedai kopi kawasan Dusun I, Desa Banten,Kec.Dolok Masihul, Kab.Serdang Bedagai, Minggu (19/6) malam. Selain mengamankan tersangka, petugas juga menyita 0,7 gram sabu sabu, 1 sepeda motor Honda Mio BK 5603 NAA, 6 pipet kaca tetes kuping, 2 jarum suntik, 1 bungkus plastik bening berisi sabu sabu. Tersangka, IRP alias Adek, 32,warga Dusun VII, Desa Dolok Manampang,Kec.Dolok Masihul, Serdang Bedagai. InformasiWaspada peroleh, tertangkapnya tersangka karena laporan masyarakat kepada anggota Resmob itu. Menindak lanjuti informasi tersebut anggota Resmob bersama temannya melakukan penyelidikan. Saat masuk ke dalam kedai kopi terlihat IRP alias Adek sedang duduk sambil membukus narkoba jenis sabu sabu ke dalam plastik. Polisi pun langsung menangkap dan menyerahkan tersangka ke Satnarkoba Polres Serdang Bedagai bersama barang bukti. Kasubbag Humas Polres Sergai AKP Zulkarnain Siregar ketika dikomfirmasi membenarkan.(a08)

P.BRANDAN (Waspada): Korban Salamudin ,56, warga Dusun II, Desa Perlis Kecamatan Brandan Barat, Langkat tewas akibat perkelahian dengan Rm,26, warga Dusun V Desa Perlis . Keterangan yang dihimpun Waspada melalui HP Kades Perlis M Arifi, Jumat ( 17/6 ) menjelaskan korban meninggal pada pukul 10: 00 setelah dirujuk ke Rumah Sakit Adam Malik Medan Kamis (16/6). Setelah dirawat beberapa saat di Rumah Sakit Adam Malik korban menghembuskan napas terakhir dan oleh keluarga korban dibawa kembali hari itu juga sekitar pukul 20.00 langsung mayatnya dikebumikan oleh keluarganya. Sedang persoalannya sudah dilaporkan ke pihakberwajib, ujar Kades. (c01)

B1

Waspada/Nazelian Tanjung

PARA pengunjuk rasa di depan gerbang Kantor Pemko Binjai di Jalan Sudirman serta memasang keranda, Senin (20/6).

Warga Minta Aparat Sita Alat Berat Pembangunan Bandara Polsek Beringin Terima Kapal Patroli Dari Mabes Polri LUBUKPAKAM (Waspada): Warga Pantai Labu meminta Polres Deliserdang agar menyita alat berat pelaksana pembangunan runway Bandara Kualanamu. “Pada pertemuan tanpa pelaksana Bandara di kantor camat sudah jelas Kapolsek Beringin/Pantai Labu akan menegakan hukum di wilayahnya.Tapi ternyata pencurian sudah di depanmatakokmalahpakKapolsek biarkan,” tegas Ihlya Ulumuddin kepada Waspada, Senin (20/6). Menurut Ihlya, Kapolsek saat pertemuan mengaku sudah membaca langsung surat Cipta Karya dan Pertambangan soal penghentian pekerjaan ilegal dalam Bandara. “Ini salah alamat kata pak Kapolsek. Kan seorang penegak hukumyangsudahjelasdiwilayah hukumnya ada kejahatan terorganisir malah menutup mata seolah tidak ada. Untuk itu kami minta Kapolres segera menghentikan,” sebutnya. Pasalnya,tambahUlum,Cipta Karya menyatakan pekerjaan ilegal itu sudah berhenti, namun hingga kemarin sore masih tetap berlangsung.“Apa arti semua ini,” tegas Ulum didampingi Sukatno. Permintaan warga ini didukung Syarifuddin Rosha, anggota dewan dari Komisi C. “Jangan sampai terjebak, jika pelanggaran itu adalah tugas Satpol PP. Tapi jikakejahatanitujelastugaspolisi,” ungkapnya saatWaspada mengulang pernyataan Kapolres pada edisi lalu. Sesuai kompetensi itu adalah tugas Pemkab, jika masa-

lah hukum baru tugas polisi,’’ tegasnya. Syarifuddin menyebutkan, dalam UU No 4 tahun 2009 Pasal 158jelasdinyatakansetiappribadi atau kelompok melakukan penambangan tanpa izin diancam hukuman 10 tahun penjara. “Ini sudah jelas. Jadi hati-hati menafsirkan bahasa hukum,” jelasnya. Absen Sebelumnya pada pertemuan yang sudah diagendakan Jumatpekanlalu,unsurpelaksana pembangunan Bandara tidak hadir. “Kami kecewa. Kesannya mereka seperti mengulur-ulur waktu untuk melakukan pencurian,” jelas Sukatno. Dalam pertemuan itu hadir Camat Pantai Labu, M. Effendi Siregar, Camat Beringin Bathara Siregar, Kapolsek Beringin/Pantai Labu, AKP Pantas Sinaga dan Danramil Beringin/Pantai Labu Kapten Simon Sembiring. “Pertemuan ysangat mengecewakan karena bersamaan dengan kedatangan Kapolres meninjau Kapal Patroli dari Mabes Polri,’’ungkapnya. Apalagi sikap camat tidak konsisten memperjuangkan tuntutan warganya. Awalnya saat demo dia tegas, kok sekarang malah tidak bereaksi menyikapi ketidakhadiran pihak bandara, sehingga timbul opini yang bisa memancing konflik di antara warga,” tegas Bustamam Ahyat dan Sukatno. Sementara, Camat Pantai Labu saat dicegatWaspada kelihatan buru-buru karena ada urusan lain di luar. Namun dia mengaku Bandara telah menghargai warga, akan tetapi dia member tidak keterangan rinci bentuk

penghargaan tersebut. “Sabar itu untuk sementara. Kita lagi upayakan agar kedua belah pihak saling menguntungkan,” jelasnya. Ungkapan senada juga dicetuskanKapolseksaatberlangsung pertemuan dengan tokoh masyarakat Pantai Labu dan Beringin. “Saya minta kesabaran warga agar kedua belah pihak saling menguntungkan. Semua butuh proses,” sebutnya. Kapal Patroli Hampir bersamaan dengan pertemuan soal warga Pantai Labu, Kapolres meninjau Kapal Patroli 200x2 PK yang dilengkapi dengan peralatan canggih. Kapolsek Beringin/Pantai Labu AKP Pantas Sinaga mengungkapkan Kapal Patroli itu tiba Sabtu lalu. “Kapal ini sempat bermalam tiga hari di Batam karena kehabi-san bahan bakar minyak(BBM).Sayasepertimimpi menerima ini pak,” katanya kepada Kapolres. “Ya wajarlah kamu seperti mimpi.canggihinikapal.Jagadan rawat dengan baik,” pesan Kapolres. Saat ditanya wartawan, Kapolres menyebutkan bantuan dari Mabes Polri ini langsung dikirim ke Polsek Beringin Polres Deliserdang. “Tugasnya amat penting, menjaga keamanan laut di wilayah hukum Deliserdang dan jika dibutuhkan bisa juga wilayah lainnya. Operasionalnya internal polisi,” sebut Kapolres. Namun kedatangan kapal patroli tersebut disambut dingin oleh masyarakat Pantai Labu. Terbukti tidak ada satu pun warga yang melihat kapal patroli tersebut. (m16)

LPPTKA Dan BKPRMI PS Tuan Wisuda 402 Santri Cilik PERCUT SEI TUAN (Waspada): 402 Santri Taman Kanak Kanak Al Quran. terdiri dari 18 RA TKA - TPA se Kecamatan Percut Sei Tuan diWisuda di Aula IAIN-Sumut, Minggu (19/6). Ketua LPPTKA - BKPRMI Percut Sei Tuan Abdul Manap, SPd mengatakan, kegiatan ini adalah yang ke delapan kalinya dilaksanakan secara missal. Diharapkan dari kegiatan ini selain bisa memupuk tali silaturahmi juga sebagai momentum BKPRMI sangat peduli terhadap dunia pendidikan terutama anak anak usia dini yang sangat perlu mengenal dan mengetahui seni baca Al Qur-an. Dia juga berharap dari rangkaian kegiatan ini para siswa yang di wisuda supaya melanjutkan pendidikan ke jenjang atau tahapan pendidikan berikutnya sebagai modal awal setelah belajar di TKA – TPA. Mereka pun hendaknya bisa terus menjabarkan pelajaran baca Al Qur-an selain pelajaran umum yang didapat di sekolah masing-masing, nantinya. ‘’Mewujudkan Percut Sei Tuan,sebagai Kota Santri merupakan beban berat bagi kita semua dan dalam hal ini BKPRMI melalui LPPTKA akan terus berupayamembuatprogramdengan menjalin kerjasama dengan pengelola PAUD,TKA dan TPA,’’ ujarnya.

BINJAI (Waspada): Puluhan wanita dan pria mengatasnamakan Forum Solidaritas Honorer Sat Pol PP Kota Binjai unjuk rasa di depan kantor Pemko Binjai di Jalan Sudirman Kec Binjai Kota, Senin (20/6). Forum Solidaritas Honorer Sat Pol PP di depan kantor Pemko Binjai membawa keranda dan meneriakkan kata kata Walikota Binjai banci, jangan jadikan kami korban politik, kasihanilah kami rakyat kecil ini dan gara gara kau anak kami putus sekolah, dimana hati nurani mu, demikian teriakan-teriakan puluhan orang tersebut. Selainitujugamerekamembagikanselebaran antara lain berisikan meminta Pemko Binjai melaksanakanhakatasupahmerekalebihkurang enam bulan, berikan kesejahteraan dengan daftarkan seluruh honorer menjadi peserta Jamsostek, berlakukan upah sesuai ketetntuan upah minimun Kota Binjai, jadikan seluruh honorer sebagai pegawai negeri sipil karena Sat Pol PP selama ini membela kepentingan Pemerintah untuk menegakan Perda. Pekerjakan kembaliseluruhhonorerSatPolPPyangdiberhentikan serta bebaskan rekan rekan Satpol PP yang ditahan akibat menuntut hak. Selain itu mereka juga menuntut rekan rekan merekadihapusdariDartarPencariOrang(DPO), serta meminta Kepolisian memeriksaWalikota

Binjai terkait kebijakan yang tidak melaksanakan hak atas upah. Setelah mereka membagi selebaran atas tuntutan mereka, puluhan pengunjuk rasa meminta agar bisa bertemu langsung dengan Walikota Binjaiatauyangmewakilinya.Dalamkesepakatan dalam pertemuan sempat memanas karena tidak adanya kecocokan untuk pertemuan. Pengunjuk rasa meminta agar yang mewakili mereka untuk bertemu 8 orang namun Pemko BinjaiyangdiwakiliolehSekdakoHIqbalPulungan hanya menerima lima. Pembicaraan untuk perwalilan sempat terhambat karena ketidak cocokan banyaknya perwakilan yang bertemu dan masalah tersebut sempat memakan waktu dua jam. Dan akhirnya pihak Pemko Binjai mengalah dan memberikan delapan perwakilan bertemua dengan Sekdako Binjai H Iqbal Pulungan. Pada pertemuan di ruangan rapat Sekdako dan dihadiri para perwakilan, meminta Pemko Binjai membayar dan mengerjakan kembali 310 honorer Sat Pol PP. Hal itu diutarakan pengacara honorer Sat Pol PP M Amru Sinaga, SH dan M Dahlan Sinaga, SH. Namun Sekdako Binjai meminta agar masalah ini menempuh jalur hukum. Setelah mendapat jawaban dari akhirnya mereka bubar. (a05)

Masyarakat Protes Pemagaran Areal Mereka Oleh PT Sri Timur P.BRANDAN (Waspada): Aksi pemagaran dengan kawat berduri di areal yang warga Dusun I, Desa Sei. Tualang, Kec. Berandan Barat oleh perkebunansawitPTSriTimurdipinggirJalinsum Medan-Aceh mendapat perlawanan warga. Mereka, menyatakan apa pun resikonya bakal dihadapi dan mereka tetap bertahan di atas tanah milik negara ini. Menurutwarga,Senin(20/6),pada2006 tanah di pinggiran Jalinsum berbatasan dengan perkebunan PT Sri Timur mereka usahai secara terus menerus, bahkan sebagian dari mereka telah mendirikan rumah tempat tinggal. Warga mengakui, mereka mengusahai tanah ini setelah Kades Sungaitualang Nasrun menerbitkan Surat Keterangan (SK). Ironisnya, diduga ada kepentingan tertentu, oknumKadeskemudianmenarikkembaliseluruh SK yang telah diterbitkannya dengan mengembalikan uang yang telah diberikan warga untuk mendapatkan tanah tersebut. Namun, sebagian warga yang telah mendirikan rumah dan tempat usaha menjadi sangat keberatan dengan kebijakan Kades yang tidak tidak konsisten. Nurdin M, korban tsunami Aceh mengaku, ia telah mendirikan rumah di areal 8 x 48 meter denganmembayarsejumlahuangkepadaKadus, Mahmud dan kroni Kades, M. Sidik. “Saya tetap menolak jika saya harus digusur dari tempat ini, karena mendapatkan lahan ini bukan dengan cara ilegal,” ujarnya. DiamempertanyakanapadasarKadesmem-

batalkanSKyangtelahiaterbitkan.Merekamenuding Kades tidak konsisten dan diduga yang bersangkutanmemilikikepentingandenganpihak perkebunan. “Apa pun alasannya, saya menolak pengem-balian uang, sebab saya sudah banyak menge-luarkan uang untuk membangun rumah di lokasi ini,” ujarnya. Warga korban tsunami itu meminta permasalahaninimenjadiperhatian pemerintahkarena menyangkut kepentingan serta hak rakyat kecil. “Kami meminta pemerintah menghentikan kegiatan pemagaran yang terus dilakukan perusahaan,” imbuh Nurdin. Sementara, Sulaiman Tanjung, yang membuka usaha pembibitan dan penjualan bunga di areal seluas lebih kurang 1 rante mengecam tindakan perkebunan yang melakukan pemagaran. Ia menyatakan punya bukti tanah yang mereka usahai di luar kawasan Hak Guna Usaha (HGU) PT Sri Timur. MenurutpensiunanPNSitu,sesuaiPeraturan Pemerintah RI No. 34 Tahun 2006 tentang Jalan Pasal 4 Ayat (4) e, jalan arteri sekunder 15 meter dari bibir aspal. Karena itu, menurut dia areal ini termasuk tanah negara dan tidak ada dasar hukumnya perusahaan melakukan pemagaran sampai ke pinggiran jalan. Dia menjelaskan, warga yang memiliki dasar SK kades yang tetap memilih bertahan di areal ini 46 kepala keluarga (KK). Jika pihak perkebunan terus melakukan pemagaran, katanya, maka para warga sepakat akan menindaklanjuti permasalahannya ke jalur hukum.(a02)

Bupati Sergai Sampaikan LKPJ Ke DPRD SEIRAMPAH (Waspada) : Bupati Serdang Bedagai HT Erry Nuradi didampingiWakil Bupati H Soekirman menyampaikan nota pengantar Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPj) dan Pelaksanaan APBD tahun 2010 dihadapan Anggota DPRD Sergai, Senin (20/6) di ruang paripurna di jalan Negara Desa Firdaus, Kec. Sei Rampah. Paripurna dipimpim Ketua DPRD Sergai H Azmi Y Sitorus didampingi Wakli Ketua, H Sayutinur, MY Basrun dan H Abdul Rahim yang dihadirisejumlahAnggotaDPRDSergai,Sekdakab Sergai H Haris Fadillah, Kapolres Sergai AKBP Arif Budiman, mewakili Dandim 0204 DS, para Pimpinan SKPD Sergai, para camat se Sergai serta sejumlah undangan. Bupati Sergai HT Erry Nuradi dalam pidato pengantarnya mengatakan, pada indikator ekonomi, pertumbuhan ekonomi Kab.Sergai mengalamipeningkatandari5,92persenmenjadi 6,14 persen pada tahun 2010, mengalami peningkatan 0,22 persen. Menurutnya, Pendapatan Domestik Regional Bruto (PDRB), atas dasar harga berlaku mengalami peningkatan yang cukup signifikan dari tahun 2009 sebesar Rp8.490,36 miliar meningkat menjadi Rp9.521,04 miliar ditahun

2010. Kemudian pendapatan per kapita, sebut Erry Nuradi, juga mengalami peningkatan dari tahun 2009 sebesar Rp13,205 juta menjadi Rp16,01 juta pada 2010, sedangkan kontribusi lapangan usaha terhadap PDRB, sampai 2010 yang memberikan kontribusi terbesar terhadap PDRB Kab.Sergai adalah sektor pertanian dengan rata-rata kontribusi 39,98 persen. Selanjutnya, imbuh Bupati Sergai, sektor industrisebesar19,41persen,sektorperdagangan, hotel dan restoran sebesar 14,96 persen, ratarata sebesar 9,78 persen dengan kontribusi sebesar 9,30 persen, selebihnya sektor bangunan, pertambangan, sektor jasa, listrik dan gas, serta air bersih, pengangkutan, koperasi dan keuangananserta jasa persewaan lainnya. “Dari kontribusi PDRB, terjadi pergeseran jika dibanding tahun 2009 dimana kontribusi sektor pertanian mengalami penurunan, sedangkan sektor perdagangan mengalami peningkatan begitu juga dengan sektor lainnya,” ungkap Erry Nuradi. Paripurna nota pengantar LKPj tahun 2010 akandilanjutkandenganagendatanggapanFraksi DPRD Sergai atas nota pengantar Bupati Sergai. (c03)

Khitanan Massal Di Sunggal Sambut HUT Ke-65 Kab. Deliserdang Waspada/Ist

KETUA BKPRMI Deliserdang Luthfy Solihin Sirait, SStp MAP didampingi Ketua BKPRMI Percut Sei Tuan Abdul Manap mewisuda santri TKA-TPA se Kec. Percut Sei Tuan, di Aula IAIN, Medan Estate Minggu (19/6). DengandemikianKotaSantri dibarengi dengan baca Al Quran, yang telah dicanangkan Camat termasuki anak anak sejak usia Percut Sei Tuan bisa berjalan dini sehingga tertanam iman dan dengan dukungan semua pihak, taqwa kepadanya serta memberikan makna yang lebih baik papar Manap. Sementara, Ketua BKPRMI kepada generasi Qurani. Selain itu, lanjutnya, kita juga Deli Serdang Luthfi Solihin Sirait, SSTp,MAP,dalambimbingandan telah menyikapi program yang arahannyamemberikanapresiasi telahdicanangkanBupatiDelisertinggi kepada pengurus BKPRMI dang melalui Konsep Cerdas dePercut Sei Tuan yang untuk me- ngan tiga pilar kekuatan yaitu Pemajukan dunia pendidikan di merintah, swasta dan partisipasi masyarakat.Selanjutnya, wisuda daerah itu. Sebab, katanya, dalam era para santri dilakukan bersama globalisasi teknologi saat ini perlu Ketua Panitia Mukhtar Arifin dan benar benar kita bisa memahami Ketua BKPRMI Kecamatan Perilmu pengetahuan dan harus cut SeiTuan Abdul Manap.(m34)

SUNGGAL (Waspada): Ratusan anak warga Kecamatan Sunggal, Kabupaten Deliserdang mengikuti khitanan (sunat) massal serta pengobatan gratis menyambut HUT ke-65 kabupaten itu, di aula kantor camat Sunggal. Demikian penjelasan Camat Sunggal Drs. SarigunaTanjung, MSI didampingi Kasipen Jahar Eb Rambe, S.Sos di sela-sela kunjungan Tim Penilai Provinsi di Desa Sunggal Kanan, Jumat (17/6). Disebutkan, kegiatan tersebut berlangsung, Sabtu, Pekan lalu sekaligus pemeriksaan dan pengobatan gratis bagi masyarakat. Penyelenggaranya camat beserta perangkat kecamatan bekerjasama dengan Tim Penggerak PKK Kec. Sunggal, Perwiritan Akbar Kec. Sunggal, Budi Suci Indonesia. Sedangkan tim medis dari Akiper Medistra Lubuk Pakam. ‘’Antusiasme masyarakat cukup tinggi, sehingga kegiatan yang berlangsung mulai pukul 09:00 baru selesai malam hari,’’tambah Kasipem Jahar E Rambe. Jahar juga menambahkan, sedangkan berikutnya, Rabu (15/6) Tim Penilai Nasional dari Jakarta mengunjungi SMPN 2 Sunggal terkait perlombaan Usaha Kesehatan Dan Lingkungan Sekolah.

Waspada/Feirizal Purba

CAMAT Sunggal Drs. Sariguna Tanjung, MSi didampingi Tim Penggerak PKK Sunggal, Kasipem Jahar E Rambe meninjau pelaksanaan khitanan massal menyambut HUT Ke-65 Kab. Deliserdang, Sabtu Pekan lalu di aula kantor camat. Kedatangan Amanah, MKes beserta rombongan dari Jakarta itu diterima Camat Sunggal Drs. Sariguna Tanjung, Kasipem Jahar E Rambe, S.Sos, Kasi Kesos Lukah Girsang, SH, Ka SMPN 2 Sunggal Merry Sembiring dan para guru/ pendidik serta siswa.(m34)


Sumatera Utara

B2 Pemimpin Umum Dr. Hj. Rayati Syafrin Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab H. Prabudi Said Wakil Pemimpin Umum/Wapemred H. Teruna Jasa Said Wakil Penanggung Jawab H. Sofyan Harahap Redaktur Senior H. Azwir Thahir

Wartawan Kota Medan: Umum: Zulkifli Harahap, Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Ayu Kesumaningtyas, David Swayana, Gito AP, Rizaldi Anwar, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Rustam Effendi, Mursal Alfa Iswara, Andi Aria Tirtayasa, Maini Anggita, Silfa Humaira. Olahraga: Austin E. Antariksa, H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Dedi Riono. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya Effendi, Hamdani. Otomotif: Armansyah Thahir. Koran Masuk Sekolah/KMS: Dedek Juliadi, Hajrul Azhari Ritonga. Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator Liputan), Hermanto, H. Rama dhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian Warastuti, Aji K, Yuslan Kisra. Wartawan Sumatera Utara: Binjai: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung. Deli Serdang: H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu, M. Suhandi Nasution. Serdang Bedagai: Eddi Gultom, Edi Sahputra. Stabat: H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim. Pangkalan Brandan: Chairil Rusli, Asri Rais. Kabanjahe/ Berastagi: Dickson Pelawi, Basita Bukit, Dedek Mohan Basri Hasibuan, Micky Maliki. Tebing Tinggi: Muhammad Idris, Abdul Khalik. Pematang Siantar: Mulia Siregar, Edoard Sinaga. Simalungun: Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait. Aek Kanopan: Indra Muheri Simatupang, Syahril Ilham. Rantau Prapat: H. Nazran Nazier, Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan. Kota Pinang: Hasanuddin, Deni Syafrizal Daulay. Pangururan: Edison Samosir. Balige: Jimmy Sitinjak. Sidikalang: Natar Manalu. Pakpak Bharat: Arlius Tumanggor. Tarutung: Parlindungan Hutasoit, Marolop Panggabean. Sibolga/Tapanuli Tengah: Zulfan Nasution, Alam Satriwal Tanjung. Padangsidimpuan: H. Syarifuddin Nasution, Sukri Falah Harahap, Ahmad Cerem Meha. Gunung Tua: Sori Parlah Harahap. Sibuhuan: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Panyabungan: Munir Lubis, Sarmin Harahap, Alpin Lubis. Gunung Sitoli: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Kisaran: Nurkarim Nehe (Koordinator Liputan Asahan, Batubara & Tanjungbalai), Bustami Chie Pit, Sapriadi. Batubara: Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan. Tanjung Balai: Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang. Wartawan Aceh: Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Ka Perwakilan), Iskandarsyah (Koordinator Liputan), Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Jaka Rasyid, Gito Rollies. Lhokseumawe: Bustami Saleh (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), M. Jakfar Ahmad, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun. Kuala Simpang: Muhammad Hanafiah, Hasanul Hidayat. Langsa: H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, Agusni AH, H. Samsuar. Lhoksukon: Musyawir. Idi: Muhammad H. Ishak. Bireuen: HAR Djuli, Amiruddin. Takengon: Bahtiar Gayo, Irwandi. Sigli: Muhammad Riza, H. Rusli Ismail. Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Tapaktuan: Zamzamy Surya. Blangpidie: Sudarmansyah Putra. Kutacane: Ali Amran. Blangkejeren: Bustanuddin, Wintoni. Bener Meriah: Irham Hakim. Singkil: Mansurdin. Sinabang: Muhammad Rapyan.

� Semua wartawan Waspada dilengkapi dengan kartu pers. Tidak dibenarkan menerima uang dalam bentuk apapun. Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada oknum yang mengaku wartawan Waspada tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi �

Hubungi kami Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada Komisaris Utama: Tribuana Said Direktur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM SIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988 Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002 KANTOR PUSAT Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025, Faks Tata Usaha: (061) 4531010. E-mail Redaksi: redaksi@waspadamedan.com KANTOR PERWAKILAN DAN BIRO � Perwakilan dan Biro Jakarta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874. � Perwakilan dan Biro Banda Aceh: Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385. � Perwakilan dan Biro Lhokseumawe: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109. � Biro Asahan, Batubara & Tanjungbalai: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412. Harga iklan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 11.000,-, berwarna Rp. 30.000,Halaman depan: hitam-putih Rp. 33.000,-, berwarna Rp. 90.000,Ukuran kolom: 40,5 mm. E-mail Iklan: iklan@waspadamedan.com Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan

Hakim Berikan Pembelaan Kepada Tersangka Pembakaran Rumah Di Tamora MEDAN (Waspada) : Majelis Hakim yang mengadili perkara pembakaran rumah dan penganiayaan terhadap pemiliknya Ny Paridah dan anak-anaknya di Pengadilan Negeri Lubuk Pakam, Rabu (15/6) masih memberikan kesempatan pembelaan diri kepada salah seorang dari tiga terdakwa yang telah dituntut hukuman enam tahun penjara oleh Jaksa Penuntut Umum. Pada sidang lanjutan dengan agenda mendengarkan sanggahan atau pembelaan dari ketiga terdakwa yakni Amiruddin Harahap, Ramses (Ramlan) Sitanggang, Darmawi, majelis hakim yang diketuai Denny L Toobing dengan Jaksa Penuntut Umum JW.Sinaga SH, kembali melakukan pemanggilan paksa kepada terdakwa karena pada sidang sebelumnya, 8 Juni, sebagai jadwal sidang pleidoi yang ditetapkan pada sidang tuntutan enam tahun penjara oleh JPU ( 25 Mei), terdakwa tidak hadir tanpa alasan yang jelas. Ketidakhadiran para terdakwa dari rangkaian persidangan yang digelar, tercatat sedikitnya tiga atau empat kali, termasuk pada sidang pledoi yang membantu para terdakwa karena dengan pembelaan bisa meringankan hukuman dari tuntutan yang dijatuhi jPU. Namun dengan tidak hadir itu, ketiga terdakwa terkesan telah memain-mainkan hukum yang bisa-bisa memberatkan para terdakwa dengan vonis di atas tuntutan JPU. Pada sidang, Rabu (15/6), dua terdakwa Amiruddin Harahap (mantan polisi) dan Ramses (Ramlan) Sitanggang (mantan polisi) membacakan sanggahan secara tertulis di depan majelis hakim dan jaksa. Namun salah seorang terdakwa lainnya, Darmawi belum memberikan sanggahannya atas tuntutan dua tahun penjara dari enam tahun yang dijatuhi JPU untuk ketiga terdakwa.(m22)

Selasa 21 Juni 2011

Kredibilitas TPK Pada Lomba Desa Di Pakpak Bharat Dipertanyakan

WASPADA

Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Wakil Pemimpin Perusahaan: H. Bahtiar Tanjung. Iklan: Hj. Hilda Mulina (Kabag), Rumondang Siagian (Medan), Lulu (Jakarta). Redaktur Pelaksana Berita: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Pelaksana Opini & Artikel: Dedi Sahputra. Redaktur Minggu & Akhir Pekan: Hendra DS. Redaktur Berita: H. Akmal AZ, H. Halim Hasan. Redaktur Medan: Muhammad Thariq. Redaktur Sumatera Utara: M. Zeini Zen. Redaktur Aceh: H.T. Dony Paridi. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara: Edward Thahir. Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Ekonomi: Armin R. Nasution. Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat. Litbang: H. Akmal AZ (Kabag). Humas: H. Erwan Effendi (Kabag), Aidi Yursal. Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamser (Sumut), Aji Wahyudi (Aceh). Asisten Redaktur: David Swayana (Kota Medan, Infotainmen); Irwandi Harahap (Kota Medan); Feirizal Purba, Diurna Wantana (Sumatera Utara); Armansyah Thahir (Aceh, Otomotif); Austin Antariksa (Olahraga, KMS Kreasi); Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata); Rudi Faliskan (Berita); Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi); T. Junaidi (Hiburan); Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zen (KMS Remaja, Mode); Anum Purba (Keluarga); Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan).

WASPADA

SALAK (Waspada) : Kredibilitas Tim Penilai Kabupaten (TPK) pada perlombaan desa percontohan menuju sepuluh program pokok Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (PKK) yang terdiri dari Asisten I dan TP PKK Kabupaten dipertanyakan. Pasalnya, pada perlombaan yang diselenggarakan Pemkab telah memilih Desa Cikaok di STU (Sitellu Tali Urang) Julu sebagai juara untuk mengikuti perlombaan tingkat Sumut. Namun, anehnya, sejalan dengan usia Kabupaten Pakpak Bharat, Desa Cikaok hingga kini belum juga memiliki kantor desa. Tim Penggerak PKK dan Kantor BPD (Badan Perwakilan Desa) serta Perdes (Peraturan Desa) ataupun lainnya. Hal itu juga telah dipertanyakan Tim Penilai dari Sumut yang terdiri dari Japar Situmorang, Rukhiat, Marwan Sihotang, Aswar Chaniago dan Kamar Zaman kepada perangkat pengurus pemerintahan desa tersebut dalam kunjungannya ke desa itu baru-baru ini. Sementara, Desa Salak II, Kecamatan Salak yang juga merupakan peserta dalam mengikuti perlombaan itu tidak masuk nominasi atau gugur sama sekali. (a37)

Dinsosnaker P. Siantar Buka Informasi Bursa Tenaga Kerja Online

Waspada/Arlius Tumangger

JEMBATAN di Desa Sibagindar, Kecamatan Pagindar, Kabupaten Pakpak Bharat yang merupakan salah satu diantara jembatan lainnya, meskipun kondisinya sudah terlihat sangat mengkhawatirkan sekali namun warga di desa daerah itu masih saja melaluinya meskipun terkesan mengundang maut. Fotodiambil baru-baru ini.

Pengumuman Kelulusan SD

Asahan Peringkat Ke-14 Nilai Terbaik KISARAN (Waspada) : Pengumuman lulus Sekolah Dasar (SD), Kabupaten Asahan mendapat peringkat ke-14 terbaik di Provinsi Sumut yang jatuh di SD Negeri 010086 Kisaran. Hal itu diungkapkan Bupati Asahan melalui Kabag Humas Rahman Halim, didampingi Kasi Pendidikan TK dan SD Yusnani Syam Lubis, Senin (20/6). Menurutnya, keberhasilan menembus peringkat15besardiprovinsibaru yang pertama kali, sehingga prestasi ini harus lebih ditingkatkan dengan menembus target 10 besar. “Bima Rakin MuhammadNanta,dariSDNegeri010086 Kisaran, dengan nilai 27,50 membawa Asahan ke peringkat 14 nilai terbaik di Sumut, dan kita cukup puas dengan prestasi ini,” ungkap Halim. Tahun 2011, lanjut Halim, kelulusan UN SD di Asahan mencapai 99,99 persen, karena dari

14.407 siswa yang ikut ujian, hanya satu orang yang tidak lulus. Namun dalam prestasi nilai Asahanmengalamikemajuandan hal ini akan terus ditingkatkan demimenujuAsahanyangcerdas. “Kitaakanterusberusahameningkatkan prestasi anak didik, diharapkan orang tua dan guru lebih giat memperhatikan anak didiknya,sehinggaprestasiinibisa lebih ditingkatkan lebih baik,” ungkap Halim. Ketua Komite SD Negeri 010086 Kisaran, Nurkarim Nehe saat memberikan sambutannya kepada wali murid sewaktu pengumuman kelulusan mengatakan, peringkat 14 di Sumut itu merupakan kerja keras dari orang tua dan guru dalam mendidik. “Prestasi ini merupakan langkah nyata yang dilakukan Dinas Pendidikan Asahan yang dipimpin Zainal Aripin Sinaga

BKD Simalungun Diduga Pungli Biaya Tebus SK PNS

Waspada/Sapriadi

KAHINISA Syafitri, siswa SD Negeri 010086 Kisaran, mendapat ciuman sayang dari ibunya, karena diri lulus UN. Kabupaten Asahan mendapat peringkat 14 nilai terbaik hasil ujian UN 2011 di Sumut. Foto direkam, Senin (20/6). yang bertangan “dingin” dalam menjabarkan Asahan cerdas. Perhitungan sementara 14 besar,

taiairhujanyangjatuh,ukurannya hanyasebesarbijibuahsemangka. Dari pengamatan butiran es itu berbentuk bulat oval dengan warna bening disisi luar dan berwarna putih awan di sisi dalam. Ketika digenggam, dalam beberapa es itu mencair. Hujan yang menyertakan es itu berlangsung sekira 30 menit, namun butiran esituturundiawalhujan.Selebihnya, tidak ada lagi butiran yang

jatuh. Beberapa warga, mengakui peristiwaitujarangterjadi.“Sudah puluhan tahun tak pernah ada, baru sekarang ini terjadi lagi, “ ujar Rohim Batubara, warga Kel. Rambung,Kec.T.TinggiKotayang mengalami peristiwa itu. PNS Kantor Kementerian Agama Kab. Simalungun itu, menduga peristiwa langka itu, ada hubungannya dengan peru-

Pembangunan Manusia Berbasis Gender Belum Optimal

bahan iklim yang terjadi belakangan ini. Beberapa warga di berbagai kelurahan juga membenarkan peristiwa itu. Mukhlis Mukhtar warga kel. Bandar Sono, melaporkan hal sama terjadi di sekitar kediamannya. “Ditempat saya hujannya menyertakan es sebesar biji jagung,” terang dia, vis pesan singkat. (a09)

SIMALUNGUN (Waspada): Dalam dua dasawarsa pembangunan manusia berbasis gender telah banyak menunjukkan kemajuan. Namun kemajuan yang dicapai kaum perempuan itu belum optimal. Hal ini disebabkan masih tingginya masalah perempuan dalam berbagai bidang kehidupan seperti pendidikan, ekonomi, kesehatan, sosial, budaya, tindak kekerasan dalam rumah tangga dan sebagainya. Bupati Simalungun, diwakiliWakil bupati, HJ Nuriati Damanik, mengatakan hal itu pada acara Seminar Pengembangan Diri yang diselnggarakan DharmaWanita Persatuan (DWP) Kab. Simalungun, di gedung PKK, Jumat (17/6). Sebelumnya, Ny Gidion Purba selaku ketua panitia dalam laporannya mengatakan kegiatan seminar ini diikuti oleh 80 orang peserta yang terdiri dari pengurus dan ketua unit kerja DWP Kabupaten Simalungun serta ketua unit kerja kecamatan se-Kab.Simalungun. (a29)

Mobil Rental Sebulan Tak Dikembalikan T. TINGGI ( Waspada): Pemilikmobilrentalan,Senin(20/ 6)mengadukePolresTebingtinggi karena kendaraan itu sudah sebulan tidak dikembalikan, sedangkan perjanjian rental (penyewaan) cuma dua hari. Dalam laporannya, Selamat Hariadi,43, warga Jalan SukarnoHatta, Kel. Tambangan, Kec. Padang Hilir,Tebingtinggi mengatakan, kejadiannya Sabtu (3/5) pagi. Dia menerima telepon pelaku

Mus, 28, yang mengatakan dia hendak menyewa mobil dua hari dengan perhitungan Rp250 ribu per hari Lalukorbanmenyuruhanaknya Joko,26, dan sopir Junaidi, 27, untuk mengantarkan mobil sedan ToyotaVios Silver Gold Bk 52 KT ke rumah pelaku di Jalan Darat, Kec. Padang Hilir,T.Tinggi. Setibadirumah,pelakumemberi panjar Rp 100 ribu. Akan tetapi setelah ditunggu-tunggu

hingga sekarang pelaku belum juga mengembalikan mobil itu. Joko, anak pemilik mobil mengatakan, pelaku sudah yang kedua kalinya ini merental mobil dari CV. Anugrah yang dikelola ayahnya dan yang pertama tidak ada masalah. Akan tetapi yang kedua kali ini bermasalah. Pelaku mengaku merentalmobiluntukmengantar pekerja ke Pekan Baru karena ada pekerjaan membuat gipsum.

Ketika ditanya keluarganya di rumah, kata Joko, istri pelaku tidak mengetahui ke mana pergi dan keberadaan suaminya. Belakangan terdengar kabar mobil tersebutsudahdigadaikanpelaku di Kota Binjai karena usahanya merugi. Setelah ditunggu selama sebulan lebih, hingga kini belum ada kabar keberadaan mobil tersebut. Akibat kejadian itu korban merasa dirugikan hingga membuat laporan polisi . (a11)

Perpisahan Siswa SD Harapan 3 Kampus Johor Meriah DELITUA (Waspada): Dengan motto smart and religius, SD Harapan 3 Kampus Johor melepas siswa kelas enamnya pada acara perpisahan yang dilaksanakan secara sederhana namun meriah di sekolahnya, Sabtu (18/6). Hadir pada acara itu, Pengurus Yaspendhar Drs H Awaluddin Sibarani, MSi, Sekretaris II H Syaiful Nahar, SE, MM, kepala sekolah di lingkungan Harapan, orangtua, dewan guru dan para undangan. Kepala SD Harapan 3 Drs Anwar dalam sambutannya mengatakan, agar mampu berkompetisi yang sehat pada sekolah lajutan berikutnya SD Harapan 3 membekali siswa tidak hanya pada bidang akademisnya saja, tetapi tidakkalahpentingnyabagaimana membekali ilmu keagamaan dan karakter siswa seperti, pengembangan diri melalui kegiatan ekstrakurikuler, khatam Alquran, hafiz Juz’ama, hafiz Yassin, manasik haji, shalat jenazah dan lainlain. Anwar yakin, kelak tamatan SD Harapan 3 Kampus Johor akan menjadi pemimpin yang bijak sesuai dengan motto Yaspendhar, beriman, berilmu,

beramal dan berakhlakul yang baik. Sementara Pengurus YaspendharDrsHAwaluddinSibrani, MSi dalam sambutannya sangat mendukung program keagamaan di SD Harapan 3. Program ini tidak kalah dengan Sekolah Dasar Islam Terpadu (SDIT), seperti khatam Alquran, tahfiz Juz’amma, shalat jenazah dan lain-lain. “Untukituyayasanakanterus mensupport program tersebut sembari akan terus melakukan pengembangan dan melengkapi berbagaifasilitasyangdibutuhkan setiap unit sekolah,” sebut Awaluddin. Mewakili orang tua siswa Drs Ferry Safriandi, MSi mengucapkan terima kasih kepada sekolah yang telah maksimal mendidik anak kami baik dari sisi akademisnya, maupun agama, sehingga terlahir anak-anak yang berkarakter baik. Lulus 100 persen Sementara itu, hasil pengumuman ujian nasionalTA 2010/ 2011, Senin (19/6) sekira pukul 15:00, siswa SD Harapan 3 Kampus Johor berhasil lulus 100 persen dengan keseluruhan bidang studi yang diujikan yakni B. Indonesia, Matematika dan

SIMALUNGUN (Waspada): Larangan melakukan pungli (pungutan liar) yang sering dilontarkan Bupati Simalungun JR Saragih terhadap pimpinan dan staf di Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) ternyata hanya dianggap angin lalu saja. Hal itu dikemukakan Sekretaris Simalungun Coruption Watch (SCW) Mulai Adil Saragih, kepada Waspada, kemarin. Menurut Adil, aksi pungutan liar masih terus menghantui di sejumlah kantor SKPD Pemkab Simalungun di Pamatang Raya. Dijelaskan, saat ini puluhan bahkan ratusan pegawai yang akan menebus Surat Keputusan (SK) pengangkatannya menjadi PNS diduga telah menjadi korban pungli dari oknum pejabat di Badan kepeggawaian Daerah (BKD) Kab. Simalungun. Besaran uang pungutan liar tersebut Rp 100.000 per orang. Menurutnya, pungli yang dilakukan terhadap para CPNS yang telah mengikuti prajabatan meskipun hanya Rp 100.000, tetapi telah mencoreng marwah Pemkab Simalungun di bawah kepemimpinan JR Saragih. “ Masih segar dalam ingatan kita statemen bupati JR Saragih yang melarang keras pejabatnya melakukan pungli. Tetapi ini hanya dianggap angin lalu oleh pejabat BKD,” tandas Adil. Sementara kepada wartawan Kepala Badan Kepegawaian Daerah Kab. Simalungun,Wilson Manihuruk, membantah ada melakukan kutipan terhadap PNS yang akan mengambil SK.(a29)

namun prediksi saya, Asahan akan menembus 10 besar,” jelas Nurkarim Nehe. (a15)

Hujan Bercampur Es Di T. Tinggi T. TINGGI ( Waspada): Peristiwa langka berupa hujan lebat bercampur es terjadi di Kota Tebingtinggi,Minggu(19/6),sekira pukul 14.30, di Kel. Lubuk Raya, Kec. Padang Hulu. Taburan es itu, mengakibatkan suara tumpahanairhujanmenjaditidak biasa, terdengar bagaikan butiran kerikil menimpa atap rumah warga. Saatdiamati,esyangmenyer-

P. SIANTAR (Waspada): Dinsosnaker Pemko Pematangsiantar membuka penyebarluasan informasi bursa tenaga kerja secara online tingkat Pematangsiantar. “Dengan dibukanya penyebarluasan informasi bursa tenaga kerja secara online, diharapkan kepada perusahaan-perusahaan terutama di Pematangsiantar dapat membukakan diri dalam hal lowongandiperusahaanitu,”harapWalikotaPematangsiantarHulman Sitorus SE, melalui Kadis Sosnaker Drs Resman Panjaitan saat membuka sosialisasi penyebarluasan informasi bursa tenaga kerja itu di aula Kantor Dinsosnaker, Kamis (16/6) seperti dikutip Kabag Humas dan Protokoler Pemko Drs. Daniel H Siregar, Jumat (17/ 6). Turut hadir dalam pembukaan sosialisasi itu anggota DPRD Alosius Sihite, Sekretaris DinsosnakerYusmar Saragih, narasumber Arif, para undangan dan peserta sosialisasi.(a30)

Tiga Bulan Minah Tak Terdistribusi Ke Kalang Baru SIDIKALANG (Waspada) : 292 Warga Dusun Kalang Baru, di Desa Kalang, Kecamatan Sidikalang, Dairi kecewa karena minyak tanah (minah) tidak terdistribusi ke desa mereka sejak April 2011. Warga Kalang Baru, Paian Siringoringo, 45, Senin (20/6) mengatakan, sebelumnya minah bersubsidi itu diantar pangkalan dengan menggunakan mobil tangki UD T sekali dua minggu dengan jatah 5 liter per rumah tangga. Namun sejak April, minah tersebut menghilang. Kepala Desa Kalang Singkat Nababa mengakui hal tersebut. Minah tidak masuk sejak April ke Kalang Baru sangat meresahkan bagi warga. Untuk mencari kayu bakar, pengganti minyak tanah juga sangat sulit. Hal itu sudah kita laporkan ke Dinas Pertambangan sebagai pengawas pendistribusian minah di Dairi.Namun hingga sekarang belum ada realisasi. Pangkalan UD T hendak dikonfirmasi tidak berhasil. Kabid Migas Dinas Pertambangan NS Kaloko selaku pengawas pendistribusian minah di Dairi mengakui sudah menerima laporan warga termasuk kepala Kalang seputar menghilangnya minah tersebut. “Kita akan segera menghubungi pangkalan bersangkutan,” sebutnya. (a20)

Tokoh Masyarakat Serbelawan Wafat

Waspada/dede

SALAH seorang siswa menyerahkan bingkisan kepada salah seorang guru SD Harapan 3 pada acara perpisahan di sekolah itu, Sabtu (18/6). IPA mendapat kualifikasi A. Menyikapi keberhasilan itu, Anwar menambahkan, menyangkutpersiapanUN,SDHarapan 3 telah melakukan langkahlangkah persiapan sejak setahun lalu untuk menghadapi ujian nasional 2011 dengan cara melaksanakan pre test, TUK, try out, simulasi, serta siosialisasi kepda orangtua, sehingga hasil yang dicapai hari ini cukup me-

muaskan. “Keberhasilan ini tentunya tidak terlepas dari peran guruguru yang telah memiliki kompetensi, pengalaman mengajar sesuaidenganbidangkeahliannya masing-masing, begitu juga para orangtua yang tak henti-hentinya untuk terus memotivasi siswa untuk terus belajar, baik itu di rumah maupun di sekolah,” katanya. (m43)

SERBALAWAN (Waspada) : H Chairuddin, 71, selama ini dikenal sebagai tokoh masyarakat Serbalawan, Dolok Batu Nanggar, Kabupaten Simalungun, telah meninggal karea menderita penyakit komplikasi, Minggu (19/6) di rumah pribadinya Huta Purwosari (Kampus). Menurut adik kandungnya Kamrul, ketika ditemui di rumah duka, sebenarnya penyakit yang diderita almarhum mulai dengan batuk dan gejala sesak nafas, lalu kemudian meninggat pada penyakit jantung, setelah pihak keluarga membawanya berobat inap mau pun jalan terakhit pada buah pinggang ada kelainan. Saran dokter medis beliau harus dibawa ke luar negeri untuk perawatan buah pinggangnya (ginjal). Tapi pihak yang menderita sakit tak mau dibawa berobat lagi. (c17)

Ratusan Pohon Karet Berpatahan Diterjang Angin Kencang SERBALAWAN (Waspada) : Ratusan batang pohon karet tanaman tahun 2005 milik PT Bridgestone Dolok Merangir, tepatnya mulai dari simpang pabrik sampai ke dekat pintu Rel – KA menuju Serbalawan berpatahan diterjang angin kencang yang disertai hujan lebat, Sabtu (18/6) sore. Menurut beberapa pekerja di lapangan, Minggu (19/6), awalnya turun hujan gerimis kemudian disusul angin kencang berbarengan hujan dan terus lebat, diserta ada juga hujan batu es. (c17)


WASPADA Selasa 21 Juni 2011

Sumatera Utara

Kinerja PDAM Tirtabina Rantauprapat Dipertanyakan

Drainase Jalan Besar Teluknibung Tumpat

RANTAUPRAPAT (Waspada) : Kinerja Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirtabina Rantauprapat dipertanyakan dan banyak merugikan keuangan daerah Pemkab Labuhanbatu. Hasil pengamatan Waspada, diduga beberapa karyawan PDAM sering absen/bolos dan lebih parahnya salah seorang karyawan MS alias B hampir satu bulan tidak pernah hadir di perusahaan PDAM tersebut. Direktur PDAM Tirtabina Rantauprapat Amin Prasetyo, Minggu (19/6) atas dugaan beberapa karyawan PDAM yang sering tidak masuk kerja sulit dihubungi. (c07)

Biaya Pasang Baru Di PLN T. Tiram ‘Mencekik Leher’ TANJUNGTIRAM (Waspada) : Selain keberadaan loket pembayaran rekening dan pencatat meter di PT PLN Ranting Tanjungtiram memanfaatkan sarana perkantoran, kali ini besar tarif biaya pasangan baru dinilai kalangan masyarakat ‘mencekik leher’. Bahkan Tarif 450 VA lebih tinggi dari 900 VA. ‘’Calon pelangan bisa dikenakan pembayaran mencapai Rp1.200 ribu-1.500 ribu setiap tarif,’’ tutur salah seorang anggota di kota itu. Dirinyatidakmengetahuisecarajelaskemanasajadanadigunakan. Sedangkan besar Biaya Penyambungan (BP) yang resmi dibayarkan ke bank untuk tarif 450VA Rp180.400 dan 900 Rp675.000. Sedangkan sisanya di luar dari upah pasang diduga untuk pembayaran tidak resmi di PLN mencapai Rp 327 ribu setiap calon pelanggan. ‘’Danayangtidakresmiinidibayarketikamengajukanpermohonan pasangan baru ke kantor,’’ tambah sumber dan memperkirakan mencapai ratusan jumlah pasangan baru diperoses setiap bulan di PLN Tanjungtiram meliputi wilayah kerjanya Kec Tanjungtiram, Talawi,SeiBalai,Limapuluh(Batubara)danUjungPadang(Simalungun). Kepala PT PLN Ranting Tanjungtiram P Pasaribu, Minggu (19/ 6) mengaku tidak mengetahui kemana saja aliran dana di luar dari biaya resmi BP yang disetorkan ke bank. Dia meminta pelangan untuk mempertanyakan langsung ke kantor jika membayar melebihi dari biaya resmi. (a13)

PLN R. Prapat Gelar Grasss RANTAUPRAPAT (Waspada) : PLN Cabang Rantauprapat menggelar Pencanangan Gerakan Sehari Sejuta Sambungan (Grasss) tahap II yang bertujuan untuk menuntaskan daftar tunggu serta mempermudah akses terhadap pelanggan. Pelaksanaan Grasss tahap II ini juga dilaksanakan secara serentak diseluruhIndonesiayangmerupakankelanjutanGrassstahappertama dan diwilayah PLN Cabang Rantauprapat daftar tunggu yang bisa dilayani sebanyak 750 pelanggan yang sudah terjangkau jaringan, dan selebihnya yang belum bisa masuk daftar tunggu karena tidak adanya jaringan. Hal tersebut disampaikan Manajer PLN Cabang Rantauprapat H Abdul Haris Nasution didampingi Humas H Faisal Sitorus, Minggu (19/6) di Rantauprapat. Menurut Abdul Haris, pelaksanaan Grasss Tahap II ini selain untuk menuntaskan daftar tunggu dan dapat mempermudah akses terhadap pelanggan juga dengan tidak bermacam birokrasi. Hal ini, untuk menjawab imej di masyarakat tentang pelayanan bobrok agar dapat ditampik.(a17)

Pejabat Eselon Pemkab Batubara Dilantik LIMAPULUH (Waspada) : 33 Pejabat eselon II, III dan IV di lingkungan Pemkab Batubara dilantik Bupati H OK Arya Zulkarnain diwakili Sekda Erwin di di LimaPuluh, Senin (20/6). Dari 33 pejabat eselon yang dilantik terdiri Maslinda Wansari dari Sekretaris menempati jabatan baru sebagai Kepala PPAKB, Azwar Hamid Kadiskanla sebagai Kepala Bappeda, Dr M Qubri dari Kepala PPAKB menjabat Kadis Kesehatan. Asmunan Kabag Umum menempati jebatan Kadishub menggantikan posisi A Roni yang kini staf ahli bidang pembangunan pada Sekdakab Batubara. Rinaldi dari pegawai menjabat Kadiskanla, H. Zulhendri Kabag Hukum menjabat Asisten Pemerintahan Sekdakab Batubara, Renold Asmara menjabat sebagai Kabag Hukum. Sedangkan Luthfi Solihin dari Kabid pada Lingkungan Hidup menempati posisi baru sebagai Kabag Umum.(a13)

Sekolah Madrasah Se-Tobasa Ikuti Sosialisasi Dana BOS BALIGE (Waspada) : Sejumlah Sekolah Madrasah Negeri dan Swasta se- Kab.Tobasa mengikuti sosialisasi dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS) TA 2011 yang dilakukan Kantor Kementerian Agama di aula Panti Asuhan HMYasinTambunan di Kec. Balige,Toba Samosir, belum lama ini. Pada sosialisasi tersebut, bertindak sebagai narasumber di antaranya Bungarua Situmorang dari Bank Nasional Indonesia selaku pihak penyalur dana BOS, dihadiri Syamsul Bahri dari Dinas Perpajakan, Pjs Kepala Kantor Kementerian Agama Tobasa Huddin Samosir diikuti 24 peserta dari Kepala Madrasah, Bendahara BOS Madrasah, guru serta Komite Madrasah. Sosialisasi yang dibuka Pjs Kakan Kementerian Agama Tobasa Huddin Samosir ini, secara terperinci diberikan pencerahan sekaitan pencairan dana BOS khusus Madrasah TA 2011 kepada para peserta sebagaisebuahProgramNasionalgunameningkatkantarafpendidikan bagi siswa Madrasah Negeri/Swasta. (a22)

Waspada/Abdul Khalik

KEHABISAN BBM di SPBU Kota Tebingtinggi telah terjadi beberapa hari belakangan ini. SPBU di Simpang Rambung terlihat berhenti operasi, karena pasokan BBM dari Pertamina terhenti. Foto direkam, Senin (20/6).

BBM Di T. Tinggi Mulai Langka TEBINGTINGGI (Waspada): Diperkirakan banyak pengelola stasiun pengisian bahan bakar umum (SPBU) yang melanggar ketentuan Pertamina, mengakibatkan pasokan minyak jenis premium, solar dan minyak tanah menjadi langka. Bahkan, di Kota Tebingtinggi, kelangkaan minyak sudah berlangsung sekira empat hari. Salah satu SPBU di Simpang Rambung, Kel. Pasar Gambir, Kec. T.Tinggi Kota, Senin (20/6), mengakuipasokanpremiumdan solar tersendat dari Pertamina. Misalnya, sekira pukul 14:00, operasional SPBU itu terhenti akibat kehabisan stok. Beberapa pekerja pengisian mengakuipasokanminyakhabis. “Semua jenis minyak habis, tapi baru hari ini, sebelumnya masih ada,” ujar wanita petugas pengisian. Hal sama juga dialami sejumlah SPBU lainnya yakni di Simpang Beo dan Jalan Sukarno Hatta. “Tadi pagi saya mau mengisi premium di SPBU Simpang

Beo, tapi minyak habis,” ujar Muhammad Hatta, seorang guru MTsN warga Kel. Lalang. Sedangkan Aidil guru di SMAN 1, mengatakan sejak empat hari lalu solar tidak lagi dapat dibeli pada sejumlah SPBU. “Sudah empat hari ini saya cari, tapi tak ada,” keluh dia. Kabag Adm. Perekonomian Pemko Tebingtinggi Ahmad Kaloko membenarkanlangkanya BBM di SPBU Kota Tebingtinggi. Menurut Kaloko, pangkal masalah karena banyak SPBU yang melanggar ketentuan kuota yang ditetapkan Pertamian Divre I Sumut-Aceh. Mengutip keterangan Pertamina, Ahmad Kaloko menyebutkan, sedikitnya ada 19 SPBU diSumut-Acehyangterkenaskorsing atas berbagai pelanggaran yang mereka lakukan. Belum lagi sejumlah SPBU yang ditutup, karena berbagai faktor. “Karena faktor itu, jelas berdampak terhadappasokandiKotaTebingtinggi,” ujar dia. Menurut Kabag Adm

Perekonomianitu,kuotapasokan BBM ke Kota Tebingtinggi sebenarnyacukup.Bahkan,padabulan sebelumnya jumlahnya melebihi kuota hingga 15 persen dari seharusnya. “Tapi itu tadi, banyak SPBU yang menjualnya kepada yang tidak berhak,” ungkap dia. Seharusnya SPBU itu melayani pengendara sepedamotor dan mobil, bukan penjual eceran,” tegas Ahmad Kaloko. Dia menyerukan masyarakat agar mengawasi operasional SPBU yang melanggar ketentuan yang telah digariskan Pertamina. Bagian Perekonomian, aku Kaloko, dalam waktu dekat akan menyurati SPBU yang ada untuk melakukan penjualan BBM secara selektif agar tidak terjadi kelangkaan BBM di kemudian hari. “Kita akan surati pengelola SPBU,” tandas dia. Total SPBU di Kota Tebingtinggi mencapai 7 unit yang beroperasi selama 16 jam per hari. (a09)

HUT Bhayangkara, Polres Asahan Santuni Panti Jompo KISARAN (Waspada) : Menyambut HUT Ke-65 Bhayangkara, Polres Asahan melakukan bhakti sosial dengan memberi bantuan sembako kepada warga Panti Jompo dan Panti Asuhan, sebagaipartisipasidankepedulian bersama, Senin (20/6). Bantuan berbentuk 480 kg beras, 18 kotak mi instan dan 60 kg minyak goreng serta 24 kardus telor,45 kg gula pasir ditambah pakaian layak pakai yang diberikan Kapolres Asahan AKBP Marzuki didampingi Ibu Bayangkari serta klub motor Trail Monstrac Kisaran kepada Panti Jompo Kabupaten Asahan, Panti Asuhan Muhammadiyah dan Alwasliyah Kisaran, ditambah lagi bantuan keuangan untuk memenuhi kebutuhan mereka. “Kita berharap bantuan ini, walaupuntidakbanyaktapipaling tidak bisa meringankan beban orang tua kita di Panti Jompo dan anak-anak di Panti Asuhan. Ja-

ngan lihat apa yang diberikan, namun lihatlah keikhlasan, sebagai lambang kepedulian kepada sesama,” ungkap Marzuki didampingi Kabag Ops Kompol Faisal F Napitupulu dan Kasubag Bimas AKP R Berutu. Menurutnya,bantuaitudiberikan sebagai salah satu kegiatan dalam menyambut HUT Bhayangkara dan dengan ini Polri berusaha meningkatkan kinerjanya untuk lebih peduli dan menjaga ketertiban masyarakat. “Dengan acara ini kita berharap masyarakat lebih mendekatkan diri kepada Polri, sehingga ketertiban bisaterciptadenganbaik,”ungkap Marzuki. Pengasuh Panti Asuhan Muhammadiyah Abdillah mengucapkan terima kasih kepada Polres Asahan karena kepeduliannya. Disebabkan anak-anak di panti asuhan tersebut merupakan putra-putri ditinggal orang

Bupati Pakpak Bharat Serahkan Hadiah Kepada 63 Siswa PGGS (Waspada) : Bupati Pakpak Bharat RemigoYolando Berutu menyerahkan hadiah kepada 63 siswa SMAN, MAN (Madrasah Aswaliah Negeri) dan SMK yang berprestasi dengan meraih predikat juara I, II dan III di sekolahnya. Acara penyerahan hadiah berlangsung, Senin (20/6) bertempat di Aula SMKN I Aornakan, Kecamatan PGGS (Pergetteng Getteng Sengkut) dihadiri Ketua TP PKK Ny Remigo Yolando Tirta Dewi, Asisten I Tikki Angkat, Asisten II Sustra Ginting, Ka Disdik Holler Sinamo, Plt DKPLH (Dinas Kehutanan, Pertambangan dan Lingkungan Hidup) M Aris Gajah, Kabag Humas Kastro Manik beserta beberapa staf, para dewan guru, Kepala dan Guru Sekolah, orang tua dan murid yang berprestasisertaundanganlainnya. Holler Sinamo, Kepala Disdik Pakpak Bharat mengatakan, penyerahan hadiah ini bagi siswa berprestasi merupakan arahan daribupatisebagaiatensiataupun kepedulian terhadap atas kemajuan pendidikan dengan tujuan supayaparasiswayangtelahmendapat hadiah tersebut semakin termotifasidalammeraihprestasi. Heriati Angkatpelajar berprestasi, siswi SMAN I Sigunung, Kecamatan Sitellu Tali Urang (STU) Jehe selepas menerima hadiah mengungkapkan, dirinya merasa bangga akan hadiah yang telah diberikan oleh bupati meskipun hanya baru sekali ini telah didapatnya.“Sayabercita-citajadi pengusaha,” katanya. (a37)

B3

Waspada/Sapriadi

KAPOLRES Asahan AKBP Marzuki memberikan bantuan beras kepada pengurus Panti Asuhan Muhammdiyah di Jalan Seti Budi, Kisaran, dalam rangka menyambut HUT Bhayangkara. Foto direkam, Senin (20/6).

tuanya, sehingga mereka membutuhkan perhatian. “Kami sangat bersyukur dengan pemberian ini dan ini merupakan kepedulianPolresAsahanyangtidak bisa dinilai, dan kami harap kepedulian ini lebih ditingkatkan demi masa depan anak-anak yang ada di panti Asahan,” kata Abdillah. (a15)

TANJUNGBALAI (Waspada) : Sebuah drainase di sisi kanan Jalan Besar Teluknibung (Yos Sudarso), Kota Tanjungbalai, kondisinya tumpat yang dapat menyebabkan terhambatnya kelancaran pembuangan air saat hujan turun, Minggu (19/6). Tumpatnya saluran air itu, kata warga sekitar, sengaja ditumpat. Pantauan Waspada, saluran pembuangan air di ruas jalan provinsi dari dan menuju Pelabuhan Teluknibung yang panjangnya 20 meter dan lebar 1 meter itu terlihat ditimbun menggunakan campuran tanah, pasir dan batu. Sementara, ujung saluran sengaja dilakukan pengecoran memakaiadukansemendanpasiragartimbunan tanah tidak terbawa air saat hujan. Seorang warga tinggal di sekitar lokasi yang enggan disebut namanya mengatakan, penimbunan tanah itu telah berlangsung lama dan sepertinya pemerintah terkesan tutup mata. Padahal, dengan ditutupnya parit itu jelas fungsi parit tidak akan optimal malah dipastikan dapat mengganggu aliran pembuangan air ke sungai saat hujan berlangsung. Menurutnya,parititusengajaditimbunkarena

agar dapat digunakan sebagai tempat parkir truk peti kemas pengangkut ikan-ikan segar dari gudang yang posisinya tepat berada di samping saluran air itu. Selain itu, tambah warga, pengusaha tidak perlu lagi membangun jembatan jika kendaraan jenis truk kecil pengangkut ikan akan masuk ke lokasikarenatelahditimbunmenggunakantanah. Pemilik bangunan dan pergudangan ikan tidak berhasil dikonfirmsai karena sedang tidak berada di tempat.“Pemilik gudang ini lagi keluar. Biasanyajamseginiadakok,nantisayasampaikan persoalan parit itu,” ujar seseorang mengaku Amir saat itu tengah duduk-duduk di dalam gudang ikan. Sementara, saat ini pihak Pemko setempat tengahmelakukanpembenahanparitdisepanjang pergudangan yang biasa digunakan para pedagang ikan mendirikan kios dan lapak agar aliran air saat hujan dapa berjalan lancar. Namun cukup mengherankan, para petugas terkesan tutup mata dengan kondisi parit yang ditimbun, padahal sejatinya, parit berfungsi menanggulangi banjir di daerah itu. (a32)

Jalan Sudirman T. Balai Butuh Perbaikan TANJUNGBALAI (Waspada): Sejumlah titik di ruas Jalan Jenderal Sudirman mulai dari Km.7 hingga Km 3 persimpangan Jalan Arteri, kondisinya berlubang mengelupas dan butuh perbaikan. Pantauan Waspada, Senin (20/6), pengguna jalan terlihat ekstra hati-hati mengendarai kendaraan mereka saat melintas terutama jenis sepedamotor guna menghindari lubang yang siap menelan korban. Namun di samping itu, tampak juga pengendara ugal-ugalan yang meliuk-liukkan kendaraannya untuk menghindari jebakan lubang, padahal aksi tersebut dapat mengancam kese-lamatan pengendara itu sendiri maupun pengguna jalan lain. Duadiantarabeberapatitikyangpalingparah yakni berada dekat Gapura (pintu gerbang) ucapan Selamat Datang di Km.7 Sijambi, kemudian persimpangan Jalan Arteri di depan pos pengutipan retribusi angkutan Dinas Perhubungan. Kedua titik ini sangat rawan kecelakaan karena lubangnya cukup dalam, ditambah lagi pasir dan batu kecil berserakan yang dapat menyebabkan pengendara tergelincir. Seorang pengemudi becak bermotor yang setiap hari mangkal di dekat lokasi di Terminal Sijambi, Nano, 31, mengatakan, kerusakan di titik tersebut telah berlangsung sekitar tiga bulan dan penyebabnya akibat truk yang sarat muatan

kerap melintas. Sementara, di titik tersebut kondisi tanahnya masih labil dan tidak kuat menahan beban besar, sehingga aspalnya terkelupas dan semakin hari kerusakannya kian lebar. “Dulu sebelum dibangun, kendaraan roda empat sering terjebak dan kandas di lokasi itu karena tanahnya sangat lembek,” tutur Nano. Dikatakan, beberapa waktu sebelumnya, sebuah mobil pri-badi jenisToyota Kijang hampir terbalik di sana akibat meluncur di atas gundukan aspal yang menggunung dan mengelupas “KamiterkejutkarenamobilKijangituhampir menubruk belasan abang becak yang tengah duduk-duduk menunggu penumpang di depan terminal,” kata Nano. Seorang warga Kel. Sijambi, Fitri, 27, yang setiap hari melintas di persimpangan Jalan Arteri dan Sudirman untuk pulang dan pergi kerja mengaku sepedamotornya pernah masuk lubang, namun beruntung tidak sempat terjatuh, hanya saja dia mengaku pinggangnya terasa sakit setelah kejadian itu. Untuk itu, kedua warga meminta Pemerintah Kota Tanjung-balai agar segera memperbaiki kerusakan karena jika kondisinya dibiarkan semakin parah, tentunya akan membutuhkan biaya yang tidak sedikit. (a32)

Pelelangan Di Disdik Labusel Diduga ‘Diarahkan’ KOTAPINANG (Waspada): Kalau suatu pekerjaan dipegang bukan ahlinya maka tunggu kehancuranya. Kalimat tersebutnya rupanya masih melekat di tim panitia pelelangan Dinas Pendidikan Labuhanbatu Selatan. Dari awal pengumuman pendaftaran dan pengambilan dokumen pengadaan Nomor : 001/ PPBJ/Disdik-LBS/V/2011 tanggal 19 Mei 2011 di harian Waspada. Dengan jumlah paket yang akan dilelang sebanyak 40 paket. Riak-riak di kalangan rekanan yang ingin berkiprahtapibukanrekananarahansudahgerah. Begitu pengumuman dibuka melalui internet separuh dari paket yang dilelang pemenangnya dari luar Labuhanbatu Selatan. Jadi,kitatidakherankalaubegitudiumumkan, tayang perusahaan yang diduga perusahaan ‘ arahan’, walau prosespenetapancalonpemenang mengkangkangi perpres, ungkap Santoso. ST di Rantauprapat, Jumat (17/6) yang mengaku grupnya bisa menang di paket 28 tapi kalah di

paket lain tanpa ada pembuktian kualifikasi. Ketua DPK AKSI (Asosiasi Kotraktor Kontruksi Indonesia ) Labuhanbatu Maharaja Harahap lain lagi komentarnya. Menurutnya, panitia disdik Labusel dalam menetapkan calon pemenangdanpemenangcadangansudahala‘nagabonar’. Wakil Ketua Aspekindo Sumut dan Ketua DPK AKSI Labuhanbatu dari awal proses sudah curigapada prosespelelangandiDinasPendidikan Labusel. “ Kami menilai proses lelang sudah cacathukumdandiminta untukdilakukanpelelangan ulang, papar mereka. Sementaraitu,KetuaPelelanganDisdikLabusel Sarifuddin SAg dihubungi handphone tidak aktif. Sementara Kadis Pendidikan Labusel Drs H Mahmul mengatakan tidak tahu menahu tentang proses pelelangan. “ Kita sudah percayakan kepada panitia lelang untuk melakukan evaluasi,’’ ungkapnya sembari mengatakan sanggah yang dikirimkanolehperusahaansudahbanyakmasuk ke meja panitia. (a17)


Sumatera Utara

B4

Warga Simpang Pining Harapkan Perbaikan Jalan PANYABUNGAN (Waspada) :JalanyangmenghubungkanDesa Muara Sabut-Simpang Pining di Kec.Ulupungkut,Kab.Mandailing Natalkondisinyakinirusakparah. Selainjalantanjakan,kondisijalan dipenuhi lubang dan batu kerikil berserakandibadanjalan.Akibatnya sangat menyulitkan bagi pengguna jalan. Amatan Waspada, Senin (20/6), jalan yang panjangnya 5 Km ini kondisinya memprihatinkan, sedangkan di badan jalan terdapat lubang besar menganga yang siap mengambil korban jiwa. Di samping itu, kondisi jalan di perparah karena terdiri dari tanah,sehinggakalauhujanturun badan jalan sangat licin dan tidak

bisadilaluikendaraanrodaempat. Kepala Desa Simpang Pining Darmawan saat dihubungi mengatakan, kondisi jalan yang rusakparahinisudahberlangsung lama. “Seingat saya mulai dari Muara Sabut –sampai Simpang DuhuDolok pernahdiaspalbeberapa tahun lalu, namun sekarang kondisinya sudah rusak akibat parit jalan yang tidak bagus,” kata kades. “Kalau kita perhatikan, jalan initidaklayakdisebutdenganjalan desa, kondisinya hancur tidak ubahnya seperti jalan tikus. Padahal keberadaannya sangat urgen bagi warga Simpang Pining yang berpenduduk 200 jiwa. Selain warga Simpang Pining, jalan ini

juga digunakan warga desa lainnya misalnya warga Simpang Duhu Dolok dan Simpang Duhu Lombang dan desa sekitarnya,” katanya. Rusaknya jalan ini, ujar Darmawan, menyebabkan warga kesulitan membawa hasil bumi ke Pasar Hutagodang atau Kotanopan. Padahal, Desa Simpang Pining termasuk penghasil kopi terbesar di wilayah ini. Sebenarnya, upaya perbaikan jalan ini sudah dilakukan warga dengan bergotong royong , namun karenaparahnyajalanyangrusak, upaya warga belum optimal. Untuk itu, ujar Darmawan, sangat mengharapkan Pemkab Madina agar segera membangun

jalan ini. Daerah ini seperti diana tirikan, warga sudah terlalu lama menderita akibat kerusakan jalan ini. “Kita juga berharap kepada Dinas PU Madina agar turun ke desa-desa melihat kondisi jalan di daerah ini,” katanya. Tokoh masyarakat Simpang Pining Muhamad Nazrun berharap agar Pemkab Madina membangun jalur Muara SabutSimpang Pining ini. “Kita berharap agar Pemkab Madina membangun jalan ini, kondisi jalan sudah sangat parah. Kalau hujan tidakbisadilewati,kendaraanjuga tidak mau masuk ke desa ini, padahal kendaraan sangat dibutuhkan untuk mengangkut hasil bumi,” ujar Nazrun. (c15)

Chairuman Harahap Salut Partai Golkar Sibolga Makin Solid SIBOLGA (Waspada) : Demi menyukseskantahun2011sebagai tahun kaderisasi, DPD Partai Golkar Kota Sibolga telah mempersiapkan segala persiapan yang mapan, bahkan dituju sebagai narasumber yang nantinya ditugaskan untuk memberi keberhasilandalamprogramkaderisasi yang rencananya akan diselenggarakan Juli mendatang. Halituperludicermatibahwa Partai Golkar merupakan “akar dari pepohonan sepanjang akar itu kokoh dan kuat”. Untuk itu diharapkan para kader yang telah dilantik agar bekerja dengan baik dan bersungguh-sungguh dalam

melaksanakan tugasnya masingmasing. DemikiandiungkapkanSahlul Umur Situmeang selaku Ketua DPD II Partai Golkar Kota Sibolga dalam sambutannya pada acara pelantikan LPK dan Training of Trainners DPD II Partai Golkar Sibolga tahun 2011 di Gedung Topas Hotel Wisata Indah Kota Sibolga. Walikota Sibolga HM Syarfi Hutauruk yang juga merupakan DewanPertimbanganDPDPartai Golkar Kota Sibolga dalam arahannya mengatakan sejarah PartaiGolkaryangmempertahankan NKRIberdasarkanPancasilatelah

mampu membuktikan bahwa Golkar sejak berdiri sudah tumbuh dan menjelma di masyarakat dan menjadi salah satu partai besar bahkan hingga saat ini masih diperhitungkan. Untuk itu, kader-kader Golkaryangtelahdilantikdiharapkan agarselalumenjagamartabatdan harga diri partai tersebut, serta membawa Golkar menuju ke arah lebih baik, khusunya para kaderisasi di Kota Sibolga. Ketua DPD Partai Golkar Sumut diwakili Koordinasi Daerah (Korda) Sibolga danTapanuli Tengah, Jongker Tampubolon

menegaskan, Partai Golkar saat ini merupakan salah satu partai besar yang terpopuler, dengan demikian seluruh kaderisasi, pendukung dan simpatisan ditugaskanuntukmemenangkan Partai Golkar pada Pemilu 2014 dengan target 30 persen kursi di DPR RI. Fungsionaris Partai Golkar Chairuhman Harahap yang juga Ketua Komisi II DPR RI menyebutkan, Partai Golkar akan menjadi kuat apabila setiap pengurus saling kerjasama dan pikul memikul dalam hal mengemban tugas.(a23)

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

Pedagang Jagung Bakar Pindah Ke Jl B. Sihombing MEDAN (Waspada) : Pedagang jagung bakar di kawasan Jalan Tol Unimed dipindahkan ke lokasi baru di Jl. B. Sihombing (pinggiran lapangan sepakbola MES FC) persis di depan kantor sekretariatPACPPPercutSeiTuan. Camat Percut Sei Tuan DarwinZeinmengatakan,belumlama ini, pemindahan ini terpaksa dilakukan setelah pihak Kecamatan dan Satpol PP, Desa Medan Estate dan jajarannya melakukan pertemuan dengan pihak pedagang. Walau sebelumnya sempat

terjadi konflik antara pedagang dan unsur muspika akibat pedagang tetap membandel karena berjualan di lokasi terlarang. Apalagi selama ini pemilik lapak menyediakan tenda bagi anak remaja yang pacaran. Sehingga menjadi pandangan yang tidak baik. MenurutDarwinZein,sekitar 35-an pedagang sudah bersedia pindah ke lokasi baru di Jl. B. Sihombing agar lebih tertib dan mudah untuk diawasi oleh Pemkab Deliserdang (Camat

PercutSeiTuanatauKadesMedan Estate). Dikemas dengan payung ukuran tinggi warna biru dimaksudkan agar lebih terang, namun diimbau pedagang membuka lapaknya jangan sampai lewat pukul 24:00 dan jangan menyediakan wanita-wanita penghibur. “Jika kedapatan masih tetap menyediakan tempat esek-esek dan tidak mengikuti peraturan maka kita akan membongkarnya. Selain pedagang dapat menjaga kebersihan lapangan

sepakbola yang selama ini dipergunakan untuk pembinaan olahraga di Medan Estate,” kata Darwin Zein. Warga Jl. B. Sihombing diwakili Marajo, Syafrida, Sukamto, Kamirin dan Sahrul Siregar berharap,agar Camat Percut SeiTuan Darwin Zein dan Kades Medan Estate Faisal Arifin dapat menginstruksikan kepada pedagang jagung bakar memasang lampu untuk menjaga hal-hal yang tidak diingini seperti perampokan dan kejahatan lainnya. (m24)


B6 1 CM 2 CM

WASPADA

Rp. 12.000 Rp. 24.000

3 CM Rp. 36.000 4 CM Rp. 48.000

BURSA

AUTOMOTIVE Informasi Pembaca

AC BR CL ND DB

Bursa Automotive

: Air Condition : Ban Radial : Central Lock : Nippon Denso : Double Blower

PS PW RT VR EW

: Power Stearing : Power Window : Radio Tape : Velg Racing : Electric Window

BMW 320i Limited Edition Ungu met Th. 95, Ex Dokter. A/n. Sendiri, Sgt mewah dan mulus, Full Sound System. Hrg. 62Jt. Nego. Hub. 0812 64777088

DAIHATSU Espass Pick Up Thn. 2004, Warna hitam. Harga Rp. 38,5 Juta/ nego. Hub. 0813 7070 1176 PROMO ASTRA DAIHATSU Undian Hadiah 1 Milyar/Bln

Xenia Sporty DP 14 Jt-an, Terios DP 18 Jt-an Hub. IQBAL. 0813 61007 907 (data dijempuat)

DAIHATSU Taruna CSX Efi (Injection) Thn 2000, W. Hitam, Silver Met, AC, Tape, VR, BR, BK Medan asli, Mesin sehat, Body mulus, Harga 86 Jt Hub. 0853.7015.9068

DAIHATSU Xenia Thn 2005 Tipe Xi, Warna Silver, PW, PS, Hrg 110 Jt/nego HP. 0813.6212.2329

NISSAN XTRIAL 2,5 A/T THN 2004

Biru Tua Met, BK Mdn Mutasi Hub. 0852.7538.3218, Rp. 149 Jt NISSAN Livina XR M/T Thn 2008, Biru Met, BK Rp. 135 Jt Hub. 7786.3981/ 0812.6477.3715

5 CM 6 CM

Rp. 65.000 Rp. 78.000

MITSUBISHI 100% BARU

T120PU DP 10 Jt-an Ang. 2,6 Jt-an 1300PU DP 26 Jt-an Ang. 3,6 Jt-an Colt Diesel Hub. 0813.9799.0818

MITSUBISHI Jetstar ‘87 Royal, Kursi 2 putar, Sliding door, AC/ VR/ BR, Silver, Body lempang a/n. sendiri, Harga Rp. 16 Jt HP. 0813.7005.6780 ISUZU Panther Grand Deluxe Blue Grey Met th. 95. Sudah model Th. tinggi, sgt mulus, VR, BR, PS, PW, CL, AC, Sound System, Hrg. 60 Jt Nego. Hub. 061-6967 9753

ISUZU Panther Hi Grade Minibus Thn ‘96 Warna Biru Met, BK Medan asli, Lengkap, Mulus Terawat Hub. 0813.7591.3059 - 0812.6388.8038

KIA NEW Plus BB Gemini, Paling irit !!, Proses mudah & Cepat, Bs T. Tambah, R. Stock, Travello, PICANTO New Sportage III & Pride HB COSMO Hub. Sofyan 0813.7645.2268 DP 13 JT-AN/ ANGS. 2 JT-AN

MOBIL DICARI OVER KREDIT HONDA JAZZ/ CRV/ INNOVA/ FORTUNER/ AVANZA CASH PUN OK !!! H. IPUL: 0812.6038.5555 / TELP/ SMS

SUZUKI Forsa ‘86/ 87 Hitam, Jok kulit, Tape Power, AC dingin, Body mulus, Tidak kecewa, Harga 20 Jt/bisa nego HP. 0813.9645.4441

SUZUKI Esteem Thn. 91 W. Hitam, BK Medan, AC, CD + TV, Velg 16 inchi, mulus, tinggal pakai. Harga. 33 Jt. Hub. 0811 6370 63 SUZUKI Katana Model Tinggi Ban Besar Th. 95. Hitam met Orisinal. Semuanya sehat, Full S. System. Hrg. 50 Jt. Nego. Hub. 0821 6811 9388

SUZUKI Escudo Thn ‘95 Hijau, BK Mdn, Lengkap, Siap pakai, Hrg 75 Jt/damai HP. 0812.6545.1974 SUZUKI Carry Realvan Thn 2004, Type GX, W. Silver, BK Mdn, A/n. sendiri Jual cepat, Cat dan mesin mulus, Siap pakai HP. 0852.7650.6242

DEALER RESMI SUZUKI MOBIL

Carry PU 1.5 FD Rp. 8 Jt-an ..Angs. 2.489.000,APV Rp. 12Jt-an ...........Angs. 3.705.000,New Karimun Rp. 9 Jt-an..Angs. 3.302.000,Splash GL RP. 13 Jt-an ...Angs. 3.744.000,Swift ST DP 16 Jt-an ...Angs. 4.354.000,SX4 DP 19 Jt-an ........Angs. 5.357.000,Hub. 0812 654 0809 / 77722121

7 CM 8 CM

Rp. 91.000 Rp. 104.000

TOYOTA Kijang Super G Short Thn ‘96, Abu², BK Mdn asli, Lengkap, Siap pakai, Originil, Hrg 70 Jt/damai HP. 0812.649.1529 TOYOTA Kijang Krista 1,8 Bensin Thn. 97, BK Mdn, W. Biru silver, Komplit. AC DB, Tape, VR, BR, CL, PS, PW, Jok asli Mulus. Original. body kaleng BU. Hub. HP. 0812 60212106 Mdn

*TOYOTA BARU*

Pesan sekarang & Dapatkan hadiahnya Ready: Avanza, Innova, Fortuner, Yaris, Cash & Kredit. Hub. 0812 6048 1001 TOYOTA Kijang Capsul LGX Diesel A/n. Sendiri. BK Medan Th. 2002. Biru mika, sgt mulus orisinil, mesin sehat, terawat, Full sound system. Pake TV. Harga 135 Jt Nego. Hub. 0821 6811 9355 TOYOTA Kijang Commando NCH 1,5cc Short 6 Speed Th. 86. Lampu Gril Grand, Wrn Hitam met, VR, BR, RTP. Hrg. 33 Jt. Nego Abis. Hub. 0812 6063 7823 TOYOTA Kijang Super 1.8 1995. AC DB, CL, PS, VR, BR, Tape, CD, DB Sedan, Abu2 metalic. Mulus/body kaleng. Jarang pakai. BK Panjang. Bln. 12. HP. 0852 6120 0454 / 0813 96315 789. 65 Jt Nego.

MOBIL DIJUAL

1 (satu) unit Toyota Starlet 1300 SEG Thn ‘96 (Kapsul), Warna Abu-abu Tua Metalic, BK BK Medan (Asli), Harga Rp. 97 Jt Hub. 0811.602.076, Tanpa perantara

TOYOTA Corolla Altis G Thn 2003, W. Hitam, Sehat, Orisinil, Jarang pakai, BK Medan (Tangan pertama), Harga 145 Jt Hub. 0813.7618.8118 TOYOTA Kijang LSX Bensin 1.8 Efi Thn 2003, W. Biru, AC, Tape, VR, BR, BK Medan (Tanpa pertama), Sgt mulus, Sehat, Hrg 120 Jt/damai Hub. (061) 7773.1399 TOYOTA Kijang Capsul LSX Diesel Dijual, Warna Biru Metalic, AC double blower, Thn 97, Power window, Mobil sangat cantik, BK Medan asli, Hrg 91 Jt/nego Hub. 0852.6115.5003

TOYOTA Altis M/T Thn 2004 Merah Met, BK Mdn, Rp. 150 Jt Hub. 9132.7433

TOYOTA VIOS TIPE G THN 2008

Dijual, Warna Hitam, Mobil bagus Hub. 0812.650.9481 Jl. Eka Sama Medan Johor

BURSA BUTUH DANA BUTUH DANA Jaminan Apa Saja. Sertifikat Tanah Mobil & Sp. Motor. Segala tahun. Hub. 061.8222 774 HP. 0853.6199.1500-0816 314 1807

9 CM Rp. 126.000 10 CM Rp. 140.000

11 CM Rp. 165.000 12 CM Rp. 180.000

IKLAN KHUSUS 6x1,5 kolom Rp. 120.000

Pelanggan Yang Terhormat HA TI-HA TI terhadap penipuan yang mengatas HATI-HA TI-HATI namakan PT. Harian WASPADA, kami dari PT. Harian WASPADA tidak pernah mengirim sms TI-HA TI untuk membeli produk anda, dan HA HATI-HA TI-HATI apabila anda ingin melakukan transaksi jual beli melalui transfer. Segala akibat yang terjadi diluar tanggujawab PT. Harian WASPADA. Apabila anda mencurigai sesuatu,

Selasa, 21 Juni 2011

FAX.4561347 HARGA BELUM TERMASUK PPN 10%

TERCECER

Surat Tanah dan Surat Penting lainnya, A/n. Guntur Lumban Siantar alamat Perdagangan, Luas 25x30m, bagi yg menemukan hub. 0812.6322.1342

BURSA

DIJUAL

BUTUH DANA CEPAT

BURSA

ELEKTRONIK JUAL - BELI

TV LED, LCD, Kulkas, M. Cuci, Handycam DSLR, Laptop, LCD, Projector, PS 1, 2, & 3 H. Theater, Sound System, dll. Hub. CV. MARKET. Tel. 7632 4682 - 0812 6539 3000, S. Budi Tj. Sari No. 424 B, Psr IV dkt BNI

BURSA

HILANG/TERCECER

TERCECER

BPKB BK 2039 LE, A/n. Titi Sumanti, Bangun Sari Dsn V Tj. Morawa

TERCECER

1 (satu) Buah BPKB Sp. Motor, F 1914987-B, A/n. Zainul Rosyid Nasution, Alamat Jl. Kol. H.Mhd. Nurdin Nst Panyabungan Julu Madina

TERCECER

TERCECER/ HILANG Tercecer dan hilang Surat Tanah Pelepasan Hak dgn Ganti Rugi yang dikeluarkan Camat Binjai Utara 1. No. 592.2/568/BU/XI/2009 Tertanggal 26-11-2009, A/n. Hj. ASNITA ABBAS 2. No. 592.2/569/BU/XI/ 2009 Tertanggal 26-11-2009, A/n. FERRY HARDIAN

Gratis Modem Internet Kecepatan 7,2 Mbps, Setiap Pembelian. Buruan.......!!! - Toshiba - 2,2Jt Diperpanjang 5 Hari lagi - HP - 2,3Jt Sebelum Kehabisan - Lenovo - 2,95Jt Jl. Ringroad 9A - Dell - 2,3Jt Hub & Miliki Segera: 0852 6076 2430

2

TERCECER

BPKB BK 1097 GI, A/n. Ong Kui Jin, Lk. XVIII No. 19 P. Brayan Medan

1 (satu) Buah BPKB Sp. Motor F1915036-B, A/n. Sutopo A l a m a t D e s a Wo n o s a r i Kecamatan Sinunukan Madina

BURSA

KOMPUTER CUCI GUDANG LAPTOP

Merk terkenal, built in Jepang, tidak diragukan lagi kwalitasnya, desain elegant, mantap & bergengsi. Koneksi Internet Cepat, wireless available, komplit Program & siap pakai. sdh terjual ribuan unit. Buruan Miliki Segera di Cabang terdekat kami. Harga terjangkau & Dijamin anda Puas. Cari info, Konsultasi dengan ahlinya & coba-coba, oke2 saja. dll. Terjamin & Digaransi, No. Charge !! Hub. Medan Mall Lt Dsr. 0812 6455 7274, 0812 6498 7006 Millenium Plaza : 0852 1090 7422, 0812 888 21068 Harga Medan Plaza : 0812 6534 4059, 0813 750 89159 Rp. Aksara Plaza : 0813 9742 2213, 0812 6582 2006 Binjai Super Mal l : 0813 6125 4113, 0813 9798 3820 Siantar Plaza : 0813 9650 7030, 0812 6022 4423 Pajus Sumber : 0812 6341 8789 Merak Jingga 210 : 0852 609 39634 Suzuya R. Prapat : 0813 9720 5544, 0813 9682 9165 Jt-an Ringroad Asrama 9B: 8442015

061-4576602. Terimakasih

1 Hari Cair Bunga Rendah, Dan Terjamin (Dlm/Luar Kota). Spesialis Leasing BPKB Mobil, Truk, Spd. Mtr. Terima Mobil yang masih kredit, over leasing. Dan Bantu Pelunasan BPKB. Hub. S8F Finance 061-8445716 - 0813 7044 6633

PHOTO COPY

Promo Laptop Murah Terdahsyat 2011 TOSHIBA HP DELL ACER

silahkan hubungi kami di

DANA EXPRESS SHM, SK Camat 1 Hari Clear Tanpa usaha 0813 6229 0001 0812 6095 5531 (Henrik)

BURSA

Anda sedang nganggur? Belum punya penghasilan? Suntuk, Bayar kredit/ angsuran? Disini solusinya!! Melamar hari ini besok sudah bekerja Jl. Prof. HM. Yamin Gg. Belimbing No. 2D Gaji 1 s/d 2 Jt perbulan MS : 0852.6233.7370 Mis Agnes : 00852.9699.3964 Mis Melanie : 0819.2054.291

ALAT MUSIK Alat Musik Keyboard SX KN2400, KN2600 & KN7000 Kondisi 95% (2nd). Mulus seperti baru. Hub. 0821 6621 1302 / 0878 6932 2762

Khusus Medan Deli, Marelan, Labuhan, Belawan Hub. 0812 6390 660 Iklan Anda Dijemput

PELUANG KERJA

BURSA

PERCETAKAN

Harian

WASPADA BURSA

PELUANG BISNIS

CV. CITRA RAJA PERKASA KONTRAKTOR/ DESIGN INTERIOR/ PERABOT HP: 0812.606.5820 FLEXI: (061) 7745.7868

SERVICE

ELEKTRONIK

AC

RAHMADANI TEKNIK

Service - Reparasi - Spare Parts Isi Freon - Jual/Beli - Bkr Pasang AC- KULKAS - MSN CUCI

061-7500 4891 - 0813 6149 7921

AHLI FUJI, DIGITEC,TCL, AIWA, SANYO TOSHIBA, SONY, POLYTRON, LG, LCD,DLL.

TV

MASTER TV RIDWAN - 77621674 0812 6303 4400 Siap ditempat. Bergaransi

BURSA

KONSTRUKSI

WC WC 0813 6147 0812 WC JL. SETIA BUDI

0812 60444275

Hub. TUMPAT / SEDOT WC/GRANSI

Setia Budi

TUMPAT/ SEDOT

77442112

Jl. Gatot Subroto Medan Ada Garansi

WC 0812 642 71725 MOBIL SEDOT

PAK ADI

Jl. BRAYAN MEDAN

HP.

Ingin Promosikan Produk Anda Harian

WASPADA Media yang Tepat untuk Iklan Anda

Hubungi Segera:

NM. YAMAHA JAYA MOTOR Jl. Medan Batangkuis Km. 12,5 No. 84 Seirotan Telp. (061) 7381852 Fax. 7381845


WASPADA Selasa, 21 Juni

07.00Wonderful World Of Disney 08.15 Dahsyat 11:00 Infotainment INTENS 12:00 Seputar Indonesia Siang 12:30 Sinema Siang 14.15 Cek & Ricek 15.15 Barbie Fairytopia Memaidia 17.00 Seputar Indonesia 17.30 Silet 18.00 Mega Sinetron : Putri Yang Ditukar 19.30 Mega Sinetron : Anugerah 21.00 Mega Sinema : Kasih Dan Cinta 22.30 Mega Sinema

CATATAN

Agenda

2010

07:15 Inbox 09:00 Liputan 6 Terkini 09:03 Halo Selebriti 11:00 SL Liputan 6 Terkini 12:00 SL Liputan 6 Siang 12.30 SCTV FTV 14:00 SL Liputan 6 Terkini 14:30 Status Selebriti 15:00 Uya Emang Kuya 16:00 SL Liputan 6 Terkini 16:03 Cinta juga Kuya 16.30 Sensasi Artis 17:30 Sorga Di Depan Mata 18:30 Islam KTP 20.30 Calon Bini 21.30 Pesantren & Rock n Roll 23.00 SCTV FTV Utama

07:00 Disney Club : Stich 07.30 Upin & Ipin 08:00 Layar Pagi 09:00 Cerita Pagi 11:00 Sidik 11:30 Lintas Siang 12:00 Cerita Siang 13.00 Layar Spesial 16:00 Lintas Petang 16.30 Zona Juara 17:30 Zona Juara 18.00 Animasi Spesial 19.00 Upin & Ipin Dkk 20.00 Sinema Utama Bollywood 00.00 Musik Malam

07.00 Curious George 07.30 Sinema Pagi 09.30 SInema Pagi 11.30 Topik Siang 12.00 Klik! 13.00 Mantap (live) 14.00 Rayuan Gombal 17.25 Topik Petang 17.35 Kuis Siapa Paling Berani 18.35 Dokumenter 19.30 Total Black Out Indonesia 21.00 Penghuni Terakhir Season 22.00 Ekspedisi Merah 23.00 World Most Amazing Video 00.00 Topik Malam

07.00 Sensasi Artis 07.30 FTV Pagi 09.30 FTV Drama 11.30 Patroli 12.00 Dong Yi, Jewel In The Crown 13.30 Pasta 15.00 KiSS Sore 15.30 Fokus 16.00 Cruel Temptation 17.00 Arti Sahabat 18.00 Dia Anakku 19.00 Nada CInta 20.00 Antara CInta Dan Dusta 21.00 Cahaya Cinta 22.00 Mega Asia 00.00 Pejantan Cantik 01.00 Fokus Malam

B7

07.05 Editorial Media Indonesia 08.05 Eleven Show 09.05 Eleven Show 10.05 Eleven Show 11.30 Metro Siang 13.05 Archipelago 13.30 Jakarta Jakarta 14.30 Metro Sore 15.05 Bisnis Hari Ini 16.30 Metro Realitas 17.05 Metro Hari Ini 18.05 Metro Hari Ini 19.05 Suara Anda 20.30 Metro 10 21.05 Top Nine News 22.05 Today’s Dialogue 22:30 Auto Zone 23.05 Newsmaker 23.30 Metro Sports

07.30 Rangking 1 08.30 Dering s 10.00 Fun Games 11.00 Insert 12.00 Reportase Siang 12.30 Jelang Siang 13.00 Bingkai Berita 13.30 Kamu Pasti Bisa 14.30 Police 86 15.00 Keluarga Minus 17.00 Reportase Sore 17.30 Investigasi Seleb riti 18.00 Jika Aku Menjadi 19.00 Big Brother 20.00 Super Trap 21.00 Bioskop Indonesia 23.00 Bioskop TRANS TV 01.00 Reportase Malam

06.30 Apa Kabar Indonesia 09.30 Kabar Pasar Pagi 10.00 Coffe Break 11.30 Kabar Keadilan 12.00 Kabar Siang 13.30 Mutumanikam 14.00Yang Terlupakan 14:30 Jendela Usaha 15.00 Kabar Pasar 16.00 Kabar & Wanita 16.30 Tahukah Anda 17.00 Kabar Petang 19.30 Jakarta Lawyers’Club 21.00 Apa Kabar Indonesia Malam 22.30 Highlight Powercross 23.00 Motoriderz 23.30 Kabar Arena

07.30 Selebrita Pagi 08.00 Aku Mau Tahu 09.00 Benar Benar Unik 10.00 Spotlite 11.00 Warna 11.30 Redaksi Siang 12.30 Si Bolang 13.00 Laptop Si Unyil 14.30 Anak Emas 15.00 Koki Cilik 16.00 Jejak Petualang 16.30 Redaksi Sore 17.00 Jejak Petualang 18.00 Beritawa 18.30 Hitam Putih 19.30 On The Spot 20.00 Opera Van Java 22.00 Bukan Empat Mata 23.30 Berburu 00.00 Jejak Misterius

08.00 Naruto 09.30 Obsesi 10.30 Abdel & Temon 11.30 Hot Spot 12.00 Awas Ada Sule 13.00 Main Kata 14.00 Petualangan Panji 14.30 Deny Manusia Ikan 15.00 Handmade 15.30 Fokus Selebriti 16.30 Berita Global 17.00 Chalkzone 17.30 Spongebob 19:00 Awas Ada Sule 20.00 Big Movies 23.00 Big Movies

**m31/G

Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuan

The Changcuters Robah Penampilan Penyanyi pendatang baru Meggie duet bersama J Rocks di panggung Pound digelar di Lapangan Brimob Medan Sabtu (18/6) malam

Pentas PTC, Pesona Menghibur APA yang teradi bila sederet artis musik nasional tampil pada satu panggung Pond’s Teens Consert di Lapangan Brimob Jl Wahid Hasyim Medan, Sabtu petang hingga tengah malam (18/6) silam ? Yang terjadi adalah histeria panjang dari ribuan penonton berpanaspanasan ria sejak siang dan basah kuyup diguyur hujan pasca Magrib – menyambut penyanyi atau band idola mereka secara bergantian menggelontorkan lagu-lagu baru maupun hits. Tak peduli harus saling berdesakan di lapangan yang becek, penonton yang datang dari berbagai pelosok Medan, selalu senang ketika penyanyi idola mereka tampil menghibur di panggung. Di awal konser, biduanita pendatang baru Meggie - menyapa penonton sekaligus menghangatkan suasana dengan mengusung tembang milik Audy Item - “Lama-Lama Aku Bosan”. Penyanyi orbitan Deteksi Records berdarah Mandarin kian mempesona lewat single miliknya sendiri “Suka-suka” dan “Cinta Terlarang” milik The Virigin. “Saya senang bisa membuka dan menghangatkan PTC dengan mulus serta mendapat aplus hangat dari penonton Medan yang terkenal kritis. Apalagi pada malam harinya, mendapat bonus luar biasa dalam menambah pengalaman manggung awal kiprah profesional saya lantaran bisa tampil bareng dengan J-Rock mengusung tembang Ku Curi Lagi,” papar dara kelahiran Jakarta, 24 Maret 1990 memiliki karkter vokal mirip penyanyi Audy dan Vina Panduwinta ini kepada Waspada setelah turun panggung , Sabtu malam silam. Suasana konser sore hari pun kian menghangat dan menghibur lewat aksi panggung memukau band Electra, GAC dan Lyla. Electra band asal Pekanbaru diperkuat dua gitaris asal Medan – Jack dan Posan tampil atraktif dan penuh percaya dalam dalam menyuguhkan tiga lagu “Umbrella” (Rihanna), single milik sendiri “Kalau Cinta” dan Hysteria (Muse band). *(AgusT)

BURSA

PENDIDIKAN

“GRATIS” LEMBAGA PELATIHAN KERJA

“IMMANUEL” MENGADAKAN:

PELATIHAN SEPEDA MOTOR SELEKSI TGL. 23-06-2011 JAM 14.00 DAFTAR LANGSUNG KE:

JL. GA O TO GATTOT SUBR SUBRO NO AN NO.. 325 MED MEDAN TELP: (061) 4569548 - 4573158 POLITEKNIK NEGERI MEDAN Bekerjasama Dengan PT. PLN (Persero)

Menyelenggarakan Pendidikan Diploma III Program Studi Teknik Listrik untuk menjadi Calon Karyawan PT. PLN (Persero) Persyaratan peserta P e s e r t a p ro g r a m h a r u s m e m e n u h i persyaratan sebagai berikut: 1. Warga negara Indonesia lulus SMK jurusan Listrik atau SMA/ MA sederajat bidang IPA 2. Tahun kelahiran 1991 atau sesudahnya untuk penerimaan Angkatan II (Kedua) tahun Akademik 2011/ 2012 3. Belum menikah dan sanggup tidak menikah selama pendidikan 4. Tidak memiliki ketunaan yang menggangu kelancaran program studi dan pekerjaan 5. Berbadan sehat dan tidak buta warna 6. Bebas narkoba, dinyatakan dengan melampirkan surat pernyataan bermaterai dari yang bersangkutan 7. Melampirkan surat keterangan berkelakuan baik/ keterangan dari POLRI (dapat dilengkapi setelah lulus ujian tertulis) 8. Lulus ujian masuk/ seleksi penerimaan 9. Bersedia ditempatkan diseluruh Unit PLN yang ada Indonesia, dengan melampirkan surat pernyataan bermaterai Jadwal Pelaksanaan: Pembelian Formulir: 17 - 22 Juni 2011 Pengembalian Formulir: 17 - 23 Juni 2011 Ujian tertulis: 25 Juni 2011 Pengumuman Hasil Ujian Tertulis: 28 Juni 2011 Registrasi: 30 Juni - 1 Juli 2011 Tes kesehatan, Psikotes dan Wawancara: 3 Juli - 2 Agustus 2011 oleh PT. PLN*) Pengumuman Hasil Akhir: 4 Agustus 2011*)

Informasi:

Politeknik Negeri Medan

Jl. Almamater No. 1 Kampus USU, Medan 20155 Telp. (061) 821.1235 Ext. 111 *) jadwal ditentukan oleh PT. PLN

BURSA

LOWONGAN TUKANG LAS

Dicari yg berpengalaman (Jerjak, Pintu, Garasi, Pagar, dll), Lokasi area Marelan Peminat hub. 0857.6304.5856

DEALER “YAMAHA”

Membuka lowongan kerja untuk posisi: A. SALES EXECUTIVE (SE) B. SALES LEADER (SL) Dengan kriteria: - Pria max. 32 thn, Tamatan SMU (A) dan D3 (B) - Memiliki kendaraan pribadi & foto copy SIM C (A B) - Berorientasi dengan Target dan menyukai tantangan (A B) - Berkemauan keras untuk maju (A B) - Pengalaman kerja Tidak diutamakan (A)

DIBUTUHKAN

The Changcuters mulai merobah pola gaya penampilannya termasuk cara berdandan, potongan rambutnya juga lagulagu mereka lebih dewasa dengan mengurangi distorsi gitarnya serta memilih gaya ke era 50-an. Kalau diawal pemunculannya, semua personel The Changcuters mengenakan celana ketat, sekarang ini mereka pilih agak longgar, namun tidak meninggalkan ciri khasnya yaitu kostum seragam yang terus dipertahankan. Perubahan ini dilakukan The Changcuters karena mereka menganggap sudah masuk tahap pendewasaan. Gambaran perobahan ini sudah terasa di album ketiganya‘Tugas Terakhir’. Kenapa dipilih judul itu, karena memang inilah tugas terakhir mereka bersama Sony Music yang turut membidani kelahiran grup ini. Setelah tiga album berada di bawah naungan Sony Music, nantinya The Changcuters masih belum menentukan label baru bakal menaungi mereka. “Bisa saja rilisan album-album The Changcuters kami sendiri bertindak sebagai produsernya”, kata Tria sang vokalis saat bincang-bincang dengan wartawan di Studio ET 45 Mangkubumi

The Changcuters saat berkunjung ke Studio ET 45 diterima Hansen Teo selaku pimpinan Medan belum lama berselang. Album pertama The Changcuters, diakuinya agak liar dan berpetualangan di album keduanya. Di album ketiganya ini terasa jauh sekali perbedaan-nya, ya itu tadi kami merasa sudah lebih dewasa, ujarnya lagi. Pada album barunya ini, The Changcuters banyak melakukan ekplorasi musiknya yang belum pernah mereka coba. Kalau pada album-album sebelumnya, beatnya rata-rata kencang, sekarang mulai diturunkan beatnya agak lebih tenang dan enak didengar serta banyak hal-

Beberapa Tkg pangkas, Berpengalaman, Muslim, Jaminan Rp. 60.000, Lokasi Sekitar Carefour Gatot Subroto

DICARI TUKANG JAHIT BAJU WANITA

DISEWAKAN RUMAH

Trampil/ Berpengalaman, Wanita Hub HP. 0813.6166.6888

2 Kmr Jl. Permata Nusa 14 Villa Malina Tj. Sari Medan Hub. 0815.3310.3107, TP

DIBUTUHKAN WANITA

Yg berpengalaman dibidang Salon Hub. Salon Via Jl. AR. Hakim 181C Sp. Bromo Medan

RUMAH 228 JT/ NEGO

DIBUTUHKAN SEGERA

Hub. 0857.4001.606

Tenaga kerja wanita usia 17 - 40 thn dengan posisi sebagai: BABY SITTER, PRWT JOMPO, PRWT PRIBADI, PRT, Syarat: FC. Ijazah, KTP, KK, Gaji bersih 700 Rb s/d 1.300 Rb/ bln + U. Cuti + Bonus + THR, Makan, Asrama, Dijemput loket gratis HUB: YYS. MAREL MANDIRI Jl. Cengkeh Raya No. 18C Medan HP. 0813.6199.9211 - 0813.9664.5507

TUKANG PANGKAS

Dibutuhkan 10 Orang, Disiplin, Rapi, Pengalaman (diutamakan dari T. Tinggi, Kisaran, R. Prapat, Siantar, Stabat) Hub. 0852.7562.0202

DICARI Dicari 10 orang Salesman/ Girl untuk memasarkan buku-buku Refrensi dari luar dan dalam negeri Income bisa 10 Juta/ bulan. Pendidikan SLTA Uang transport Rp. 500.000/ bulan Diutamakan yang punya kendaraan sendiri Wawancara/ Seleksi hari Rabu dan Kamis Tgl. 22-23, jam 11.00-12.00 Wib Yang berminat bawa CV ke: PT. LENTERA ABADI Jl. Sei Tuan No. 3 Medan

PONDOK PESANTREN TERPADU RAUDHATUL JANNAH KOTA SUBULUSSALAM - ACEH MEMBUTUHKAN

GURU/ USTADZ/AH

HP. 0813.6271.2864

LOWONGAN KERJA

Wanita (Gadis/ Janda), Segala Tamatan Sbg Perawat Anak atau Prwt org tua Gaji 700 Rb - 1,5 Jt/ thn + Uang cuti 50 rb/ bln Hub “BPK. RIDHO” 0852.7552.3457 (061) 7641.8383 Jl. Periuk 73C Ayahanda - Medan (sampai di Medan bs dijemput)

DIBUTUHKAN

Mendesak !!! Sekolah Baru membutuhkan guru TK min lls SMA, kreatif & suka dunia anak Hub: Jl. KH. Wahid Hasyim 92 Medan Tp. 7623.5314 - 9158.3487 / 453.3875 - 456.9269

BURSA

PROPERTY

Informasi Pembaca Bursa Property

GR : Garasi KM : Kamar Mandi KP : Kamar Pembantu KT : Kamar Tidur SHM: Sertifikat Hak Milik

LB LT RM RT

: Luas Bangunan : Luas Tanah : Ruang Makan : Ruang Tamu

JUAL RUMAH PERMANEN U/ 12x22, 4 Kamar Tidur, 3 Kamar Mandi, 1 Ruang tamu di JL. Budi Luhur Gg. Aneka No. 106C H u b . 0 8 1 3 . 7 0 6 3 . 0 6 7 7 - ( 0 6 1 ) 3010.6317 dengan H. Safi’i, SH (Junaidi. S)

DIJUAL/ B.U

Rumah dgn Uk. Tanah 11x35m², SHM Jl. Pertiwi Baru B. Selamat Hub. 0813.7031.3704 - 0857.1665.4802 (061) 7621.0363

Luas 10x23m, SERTIFIKAT, 3 K. Tidur, K. Mandi, Dapur, R. Makan, R. Tamu, Keramik, Garasi, Listrik, PAM Jl. Srikandi Gg. Terusan No. 10 Kec. Medan Denai, H. Lukman 0813.7050.0890 - (061) 735.2345

RUMAH DIJUAL

LT. 358 M2 LB. 258 M2. 4 KT, RT, RK, RM, Grasi. Perumahan Famili Asri N o . F M 1 G e d . J o h o r . Te l p . 7881978 HP. 0813 6151 7239

RUKO DIJUAL

Dekat Pelabuhan di Jl. Merdeka No. 105 Tanjung Tiram Batubara Asahan, SHM, Luas Tanah 120m², Luas Bangunan 98m² Hub. 0813.8439.4168

5 UNIT RUMAH DIJUAL MURAH

Jl. Air Bersih Ujung Gg. Rezeki (Sm. Raja) Harga 100 Jt nego/ Unit Hub. 0813.6212.9729

RUKO DIJUAL Luas 4x36m Jl. Karya Jaya No. 71C Pangkalan Mansyur Medan, SHM, Hrg 450 Jt/nego Hub. 0821.6092.4459 0813.1497.5029, TP

DIJUAL MURAH (B.U)

1. RUMAH KOMPLEKS PT. IRA INTI GRAHA Blok D No. 3 Medan Krio - Medan Harga 45 Jt (nego) 2. RUMAH - KOMPLEKS PT. IRA Blok A No. 67 Hamparan Perak - Medan, Harga 140 Jt/nego 3. R U M A H K O M P L E K S B U N G A PARIAMA PERMAI Blok A No. 7 Medan Tuntungan - Medan Harga 120 Jt/nego Hub. 0852.7720.1635 (Sari)

Jl. Diponegoro No. 18 Medan

HARI ini, Selasa (21/6) sebanyak 25 pasangan finalis Jaka dan Dara Kota Medan 2011 akan melaksanakan city tour ke berbagai objek wisata Kota Medan. Rencana para finalis Jaka dan Dara kota metropolis ini akan dilepas Wali Kota Medan, Drs Rahudman Harahap dari kantor Pemko Medan. Mulkan, selaku panitia Jaka dan Dara Kota Medan 2011 diselasela tes interview para finalis pada wartawan di Hotel Tiara Medan, Senin (20/6) mengatakan agenda city tour itu sudah dipersiapkan dengan baik. Para finalis Jaka dan Dara Kota Medan akan mengunjungi Istana Maimon Medan, Museum Sumatera Utara, Rahmat Galery, Perpustakaan dan Arsip Daerah Sumut serta Taman Buaya Asam Kumbang. ‘’City tour ini akan lebih mengangkat citra objek pariwisata Sumut khususnya Kota Medan agar lebih tersosilisasi dengan baik ke masyarakat luas. Apalagi Jaka dan Dara Kota Medan yang terpilih nantinya harus mengetahui berbagai informasi secara jelas dari objek wisata di Medan itu,”kata Mulkan. Para finalis Jaka dan Dara Kota Medan 2011, sambung Mulkan, saat ini memasuki sesi tes interview oleh dewan juri yang profesional meliputi tes Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Kepariwisataan, Perfomance dan Psikologi. Para f inalis masingmasing secara bergiliran mengi-

AMANAH UMROH PAKET RAMADHAN

UMROH AWAL, PERTENGAHAN DAN FULL RAMADHAN UMROH RAMADHAN 9 HARI UMROH RAMADHAN 14 HARI UMROH FULL RAMADHAN 30 HARI UMROH REGULER 9 HARI TGL 11 JULI 2011 UMROH REGULER 14 HARI TGL 13 JULI 2011 FASILITAS PENGINAPAN HOTEL BERBINTANG PENERBANGAN VIA SINGAPORE KHUSUS BAGI JEMAAH DARI LUAR KOTA NGINAP DI HOTEL MADANI GRATIS

Office: Gedung Gelora Plaza Lt. 1 Jl. SM. Raja No. 4/ 18 Medan Telp. (061) 732.6981 / 0813.7503.1889 - 0852.6213.3488

Ingin Promosikan Produk Anda Harian

WASPADA Media yang Tepat untuk Iklan Anda

BURSA

PERABOT TEMPAHAN MURAH - Lemari pakaian 3 pintu Sungkai asli Rp. 1.500.000 tempahan - Kitchen set atas bawah Sungkai asli Rp. 1,5 Jt/mtr Hub Telp. (061) 661.8116 - (061) 661.6802- 7653.2188

SPRING BED DIJUAL MURAH Spring Bed 6 kaki 2 lapis Rp. 1.150.000 Spring Bed 5 kaki 2 lapis Rp. 1.075.000 Spring Bed 4 kaki 2 lapis Rp. 1.000.000 Spring Bed 3 kaki 2 lapis Rp. 900.000 Spring Bed 3 kaki Dorong Rp. 1.000.000 Garansi Per 10 tahun

Waspada/Ist

Para calon Jaka dan Dara Kota Medan 2011 mempersiapkan diri untuk mengikuti tes interview dari dewan juri di Balai Tiara Convention, Senin (20/6). kuti tes yang dilaksanakan secara terpisah. Yurike, seorang finalis dari Kecamatan Medan Johor didampingi Beby S dari Kecamatan Medan Labuhan disela-sela tes interview mengatakan, sudah mempersiapkan diri untuk menghadapi berbagai tes yang akan diuji para dewan juri. ‘ Beby menambahkan selain persiapan penguasaan wawasan dari berbagai bahan materi di berbagai bidang, para dara juga mempersiapkan diri secara fisik dan mental agar tetap tampil dalam performance terbaik. Apalagi saat mengikuti berbagai kegiatan seperti city tour yang nantinya mengunjungi berbagai kawasan objek wisata di Medan. ‘’ Kuncinya yakni harus

pintar menjaga kondisi fisik agar tetap fit. Selain itu tentu ditambah dengan meminum minuman suplemen agar tetap fresh,”ujarnya. Ke-25 finalis Jaka dan Dara Kota Medan nantinya akan tampil pada malam Grand Final yang digelar Rabu (22/6) malam diTiara Convention. Para jaka dan dara kota metropolis ini merupakan hasil seleksi dari ratusan peserta yang calon jaka dan dara yang mengikuti seleksi sejak Rabu (14/ 6). Para finalis tersebut lulus seleksi di semifinal dan melaju ke final akan mengikuti berbagai materi yang akan diberikan kepada mereka untuk menguji siapa yang pantas menjadi Jaka dan Dara 2011. (m38)

BURSA

6 THN AHLI TOTOK SYARAF TANPA ALAT

KESEHATAN

AHLI SYARAF TERJEPIT: SAKIT LUTUT/ TAPAK KAKI TERKILIR: LUMPUH : KANKER: KEBATHINAN DLL PENGALAMAN DLM & LN: PAK HERY 0852.6114.7129

ANDA BUTUH

ANTU DEN GAR ? ALAT B BANTU DENG

PIJAT & LULUR

MEL TRA HEARING AID MELTRA

BERSEDIA DIPANGGIL HUB. 0813.7739.9508

HUB.

JL. KEDIRI NO. 36 MEDAN TELP. 451.6161

MBAK ALIN

TERAPI KEJANTANAN ALAT VITAL PRIA & WANITA PALING SPEKTAKULER DARI PEL. RATU PANTAI SELATAN Ditangani Langsung:

BPK. UMAR & UST. A. AZIS

Melayani berbagai macam keluhan antara lain:

KHUSUS PRIA TAMBAH UKURAN:

- Panjang: 13 - 16 - 19 - 22 cm - Diameter: 3.5-4-4.5-5-5.5-6cm - Kuat dan tahan lama - Ejakulasi dini, sphilis/ Raja singa - Mani encer - Lemah syahwat, diabetes, impoten, dl KHUSUS WANITA: - Memperbesar, payudara, terapi perawan/ virgin, kista, lemah kandungan, kanker payudara, ingin mempunyai keturunan, dll PRIA & WANITA Ingin cepat dapat jodoh, penghasilan disegani atasan, menyatukan & memisahkan PIL/ WIL, Puter giling, juga melayani pasang susuk, dll --> Bergaransi, hasil permanen alami tanpa efek samping, langsung reaksi ditempat Alamat: Jl. SM. Raja dekat Taman Makan Pahlawan No. 130B Medan samping Show Room AUTO 2000. Dibelakang bengkel tambal ban

MINI & EFEKTIF

Ingin Promosikan Produk Anda Harian

WASPADA

HP. 0813 8042 6253

TERAPI VITALITAS PRIA

Hub Telp. (061) 661.8116 - (061) 661.6802 - 7653.2188

Media yang Tepat untuk Iklan Anda

Jadikan Pria Jadi Idaman Para Wanita

IKLANKAN PRODUK ANDA

Jl. Setia/ Gaperta Ujung No. 2 T. Gusta

BURSA

MATERIAL ATAP & DINDING EURODEK ALUMINIUM ZINC - AZ - 150

CALL CENTER: (021) 9862000 0878 8200 0020

BURSA

TRAVEL/WISATA PAGAR EURO

R

GALVANIS

EUROMESH BAJA U-50

R

KOLOM PRAKTIS EURO R BAJA U-50 SIAP PAKAI LEBIH PRAKTIS & HEMAT DARI BESI BETON

PRODUKSI:

DIBUTUHKAN SEGERA

Konsulat Jenderal Jepang Wisma BII Lantai 5

hal baru yang mereka lakukan. Simak saja single pertamanya berjudul Parampampam, dipilih karena terdengar lebih catchy dan persuasif, alias mengajak pendengarnya bernyanyi. Se p e r t i b i a s a , m e re k a memang selalu menyelipkan kejutan di lagunya, jika didengar dengan seksama diakhir lagu ada ajakan dari The Changcuters untuk belajar bahasa Inggeris. Untuk lagu ini, mereka menceritakan cerita cinta bergelora didada didasari unsur pendidikan informal balajar bahasa Inggeris itu penting.(m19)

RUMAH DIJUAL

L. Tanah 14x25m, Bangunan 8x12m, SK Camat, 3 Km Tidur, 2 Km Mandi, Dibangun Thn 2008, Lokasi Jl. Utomo No. 92 Desa Bakaran Batu Kec. Batang Kuis, lewat Tembung Hub. 0813.6171.5656

HUB: * 0852.7509.1929 * 0813.6285.6114 * 0856.6417.0441

1 (Satu) Orang PEMBANTU RUMAH TANGGA Syarat: 1. Berusia antara 20 - 40 tahun 2. Bersedia bekerja pulang hari (tidak menginap) 3. Bersedia bekerja lembur jika diperlukan 4. Kontrak kerja sampai dengan 4 Agustus 2011 Lamaran ditujukan ke:

Hari Ini, Finalis Jaka Dan Dara Medan Ikuti City Tour

PT. REZEKI PRIMA JAYA ABADI

Jl. Sutomo No. 436 Medan 20231 (samping Bank Maspion) Telp. (061) 452.2588 - 415.7504 - 455.7204 - 455.71494 Fax. (061) 415.7504 SUMUT - INDONESIA

SANGGAR SUPRANATURAL ILMU HIKMAH & KEBATINAN OLEH: MASTER GENDAM

USTADZ AGENG PANGESTU

TANAH

DIJUAL TANAH DI BINJAI

STATUS SHM DENGAN LUAS 1.944M² (121,5MX16M) DI JL. SUKARNO-HATTA NO. 88, TANAH TINGGI - BINJAI (±300M DARI BINJAI SUPER MALL/ RAMAYANA) HUB. 0813.7502.0699

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9.

FORUM KOMUNIKASI DAN PENYEMBUHAN ALTERNATIF INDONESIA IZIN DEPKES. 448/15830 - IZIN KEJATI No. B270/DSP5.08 Gendam Asmaradhana (Solusi Kilat) Problem asmra dan rumah tangga Gendam pedotshih (pemutus hubungan asmara dan perselingkuhan PIL dan WIL) Puter Giling (menarik/ memanggil orang yang minggat, kabur) Insya Allah, Suami, Istri atau Pacar dalam waktu singkat akan kembali dengan cepat Asmara Gay/ Lesby/ Hypersex Susuk aura, pemikat, pemanis, pengasihan, kecantikan dan ketampanan Penglarisan dagang, kedai, rumah makan/ restoran GARANSI jual beli tanah dgn cepat TUNAS Penyembuhan segala macam penyakit medis - non medis (kutukan, keturunan, bawaan dan guna-guna) Keluhan khusus pria (ejakulasi dini dan impotensi) Pengobatan/ penyembuhan alternatif bisa jarak jauh

KLINIK

PUTRA PASUNDAN RAJANYA PENGOBATAN ALAT VITAL ANDA GAGAL DITEMPAT LAIN...???

N

Kami memberi bukti bukan janji, alat vital besar dan panjangditempat, no suntik, no silikon dan bukan bahan kimia, murni tradisional, ramuan alami dan Do’a, dijamin paten dan permanen tanpa ada efek samping bebas pantangan. Untuk semua usia, ras dan agama. Untuk Pria: Besar dan panjang disesuaikan dengan ukuran yang di inginkan, dijamin joss, menjadikan alat vital keras, kuat, tahan lama, menyembuhkan impotensi, ejakulasi dini, lemah syahwat, lemah karena diabetes dan mengatasi ereksi, loyo dan kurang gairah, kembali perkasa menangani bekas suntik/ silikon, mani encer, plek cur, mati total, spilis, mandul, ingin punya keturunan, dan menangani yang gagal ditempat lain. Untuk Wanita: (Bisa berdarah lagi) menghilangkan keputihan


Opini

B8 TAJUK RENCANA

Presiden SBY Wajib Kawal Keselamatan Nyawa TKI

P

emerintah Arab Saudi menjatuhkan hukuman ‘’qishash’’ dengan cara dipancung menggunakan pedang terhadap TKI asal Bekasi, Ruyati binti Satubi. Kontan saja, eksekusi hukuman mati ala syariat Islam itu membuat banyak pihak marah, dan pemerintah dianggap tidak serius melindungi warganya di luar negeri. Menyatakan turut belasungkawa saja jelas tidak cukup. Tapi, terkait eksekusi Ruyati ini perlu dilakukan pemeriksaan dan tindakan tegas terhadap pihak-pihak yang bersalah atau tidak tanggap, terutama di jajaran Deplu (Menlu, Kedubes, Konjen), Depnakertrans (BNP2TKI, PJTKI) dll. Apalagi, eksekusi Ruyati dilakukan sepekan setelah Presiden Yudhoyono berpidato di acara ILO, organisasi PBB yang menangani perburuhan di Jenewa, Swiss. SBY bicara mengenai perlindungan terhadap para buruh migran. Jangan sampai pemerintah dikecam hanya bijak dalam berkata-kata, tak ubahnya lain di mulut lain di hati dan beda pula dengan perbuatan. Sama halnya dengan statement Menteri Hukum dan HAM Patrialis Akbar yang mengaku pemerintah merasa kecolongan karena tidak ada pemberitahuan resmi dari pemerintah Arab Saudi terkait eksekusi Ruyati, semuanya itu hanya alasan. Yang pasti, pemerintah kurang menaruh perhatian atas nasib para TKI dan TKW di luar negeri. Sebab, Kepala Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) Mohammad Jumhur Hidayat menyatakan pihaknya sudah berupaya mencegah eksekusi hukum pancung Ruyati. Begitu pula dengan komentar pihak Konsulat Jenderal RI di Jeddah mengaku sudah berupaya keras agar Ruyati tidak dihukum mati, dengan meminta agar lembaga pengampunan (lajnatul afwu) membebaskannya, namun keluarga korban bersikeras tidak memaafkannya. Hemat kita, kata-kata kecolongan seperti diucapkan Menteri Hukum dan HAM Patrialis Akbar tidak bisa diterima. Seharusnya pemerintah melakukan pendampingan terhadap Ruyati dan juga semua WNI yang bermasalah dengan hukum di negeri orang agar memperoleh hak-haknya. Terlihat jelas di sini, tidak adanya koordinasi antara satu lembaga dengan lembaga lainnya sehingga yang menjadi korban adalah Ruyati dan keluarganya. Tiba-tiba saja dikabarkan sang Bunda sudah tewas dipancung di Arab Saudi. Seputar hukuman pancung itu sendiri tidak ada yang perlu dipermasalahkan. Arab Intisari Saudi punya hukum sendiri, menjalankan syariat Islam. Jika membunuh hukumannya juga dibunuh setelah lewat proses pengaPresiden SBY harus dilan. Itu yang namanya qishash. Bangsaberdiri di barisan paling bangsa lain tidak boleh ikut campur tangan, Indonesia. Hanya saja yang disedepan dalam upaya pe- termasuk salkan adalah kurangnya perhatian negara, nyelamatan nyawa TKI dalam hal ini pemerintah RI, sehingga banyak sekali Ruyati-Ruyati lainnya yang di luar negeri tidak mendapatkan hak-haknya ketika berhadapan dengan hukum di luar negeri. Padahal, kasus hukum yang dihadapi WNI di luar negeri demikian banyak, jumlahnya mencapai 300an orang, di antaranya juga siap-siap menghadapi hukuman mati, seperti diungkapkan Migrant Care masih ada 26 TKI lain di Arab Saudi yang juga telah divonis mati pengadilan setempat. Tercatat, jumlah TKI di Arab Saudi mencapai sekitar 1,5 juta orang (legal maupun ilegal), sedangkan jumlah keseluruhan TKI di berbagai negara mencapai 5 jutaan. Sekitar 80 persen adalah TKI yang bekerja sebagai pembantu rumah tangga yang bekerja pada majikan perorangan. Kelompok inilah yang rentan penganiayaan. Apalagi sistem rekrutmennya selalu bermasalah, misalnya usia muda dituakan, atau usia tua di mudakan seperti kasus Ruyati. Tentunya kita tidak bisa tinggal diam melihat nasib para TKI maupun TKW yang diperlakukan tak manusiawi. Beda sekali dengan perhatian pemerintah Australia. Saat binatangnya (sapi-sapi) diperlakukan kasar saat hendak disembelih di sejumlah rumah potong di Indonesia/Sumut, mereka langsung menghentikan ekspor sapinya. Australia merugi tapi demi harga diri bangsa dan demi menyelamatkan hak-hak binatang, pemerintah dan eksportir sapi Australia mendukung sikap tegas tersebut. Bagaimana dengan pemerintah Indonesia? Hanya sejumlahTKI saja pemerintah tanggap, terlebih bila kasusnya sudah diangkat di media massa cetak maupun elektonik dan online. Kasus Ruyati sendiri bisa dibilang berlangsung cepat sehingga pemerintah, merasa kecolongan. Ruyati dihukum mati setelah dituduh membunuh majikannya, Khairiyah binti Hamid Mijlid. Dalam pengadilan tingkat pertama Mei 2010, Ruyati mengaku membunuh korban setelah bertengkar akibat keinginannya untuk pulang tak dikabulkan.Pengadilan di Mahkamah Tamyiz pun akhirnya mengesahkan hukuman qishash pada 14 Juli 2010. Keputusan Mahkamah Tamyiz ini diperkuat oleh Mahkamah Agung Arab Saudi. Setelah dihukum pancung, Sabtu 18 Juni 2011, jenazah Ruyati langsung dimakamkan di Makkah. Ironis sekali nasib pahlawan devisa kita di luar negeri yang banyak diperlakukan kejam, bahkan lebih kejam ketimbang perlakuan terhadap binatang. Padahal pemasukan devisa yang dihasilkan menurut data remitansi Bank Dunia pada 2010, pengiriman uang ke dan dari Indonesia mencapai US$7 miliar atau sekitar Rp63 triliun. Angka ini lebih tinggi dibanding data remitansi BI 2010 sebesar US$6,73 miliar atau sekitar Rp61 triliun. Untuk 2011, pengiriman uang dari TKI selama kuartal pertama 2011 mencapai US$1,6 miliar atau sekitar Rp14 triliun. Ratarata TKI mengirimkan uang US$ 500 miliar atau sekitar Rp4,5 triliun per bulan ke Indonesia. Luar biasa besar devisa dari TKI sehingga kita harapkan Presiden SBY tanggap dan berdiri paling depan mengawal upaya penyelamatan nyawa TKI di luar negeri. +

APA KOMENTAR ANDA SMS 08974718101

Faks 061 4510025

Email komentar@waspada.co.id

+6283191633882 AssaLamualaikum wr wb Kepada Harian Waspada , Saya ingin bertanya , bisakah saya mengirim cerpen atau puisi ke redaksi untuk di masukkan ke koran harian Waspada ? sekian , Asry , Sidikalang +6287713804850 Buat seluruh anggota DPR Sumut, selamat ya udah makan uang rakyat niye. eh tau nga apa si kerjanya anggota DPR? kok uangnya banyak x!!!!! kira2 uang nya halal nga ya buat dimakan bersama anak istri nya... +6281396285095 Piala Adipura Lubukpakam(Deli Serdang)adalah PEMBOHONGAN PUBLIK yang dibuat olehBupatiDeliSerdang.Alasannya:1.HanyaBupatidankroni2nyayangperludan berkepentingan atas piala tersebut. Bukan rakyat. 2.Tidak banyak hasil pembangunan- terutama infrast ruktur - yang membuat rakyat nyaman. 3.Selama hampir dua priode Amri Tambunan menjabat tak banyak perubahan di Deli Serdang. Apalagi birokrasinya. Mäsih memeras rakyat. +628566220033 Program OBIT [One Billion IndonesiaTrees] Presiden SBY kayaknya kurang didukung Menteri LH dan para pejabat di daerah Sumut. Buktinya, Menteri LH dan Plt Gubsu serta Walikota Medan dan pejabat/tokoh lainnya malas hadir pada setiap kegiatan yang digelar elemen masyarakat. Jangankan acara yang digelar warga, acara Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2011 yang digelar BLH Sumut di Lapangan Benteng tgl 16-18 Mei dgn melibatkan banyak instansi dan elemen masyarakatpun Menteri LH dan Plt Gubsu yg telah diundang tidak mau hadir. Sikap apresiasi pun tidak tampak pada mereka, gimana bumi ini tidak terus dilanda bencana kalau pemimpinnya asyik sibuk ngurusin yang lain namun kurang mengapresiasi. Tak layak jadi pemimpin !! Media jangan diharapkan hendaknya jadi sponsor penguat jaringan peduli lingkungan. Tks +628566220033 Lingkungan Hidup Sedunia 2011 yang digelar BLH Sumut di Lapangan Benteng tgl 1618 Mei dengan melibatkan banyak instansi dan elemen masyarakat.

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

Sadar Pajak Rendah Oleh Bachtiar Hassan Miraza Tingkat kejujuran aparat pajak yang rendah bisa juga membikin masyarakat enggan membayar pajak…

D

ari 237 juta jiwa penduduk Indonesia yang memenuhi kewajiban membayar pajak (orang pribadi dan badan) hanya satu juta orang saja. Demikian diungkapkan oleh dirjen pajak beberapa waktu lalu. Berdasarkan jumlah pengembalian SPT tahun 2010 penerimaan pajak hanya Rp600 triliun. Jumlah ini relatif kecil. Kesadaran orang pribadi ataupun badan (perusahaan) untuk membayar pajak masih perlu ditingkatkan dalam upaya meningkatan penerimaan pajak. Pajak adalah komponen penerimaan negara terbesar yang dipakai bagi penyelenggaraan negara termasuk pembangunan infrastruktur dan barang publik yang merupakan kebutuhan masyarakat banyak. Disamping rendahnya tingkat kesadaran mungkin juga disebabkan oleh kurang aktifnya aparat pajak untuk mensosialisasikan makna pajak bagi kepentingan masyarakat itu sendiri. Banyak wajib pajak orang pribadi yang tidak tahu pajak itu untuk apa. Tingkat kejujuran aparat pajak yang rendah bisa juga membikin masyarakat enggan membayar pajak seperti yang terjadi beberapa waktu lalu. Penegakan hukum bagi mereka yang menggelapkan pajak juga perlu dipertegas. Membayar pajak adalah kewajiban bagi setiap warga negara. Banyak faktor yang menyebabkan mengapa pertumbuhan wajib pajak dan penerimaan pajak masih rendah, yang harus dikaji oleh direktorat jenderal pajak bagi menetapkan langkah berikutnya. Dimanapun kita berada di negara ini jika sudah mendengar kata pajak selalu dianggap sebagai momok dan beban. Segera timbul pemikiran bagaimana menggelapkannya. Secara umum hal ini terjadi pada semua lapisan masyarakat seperti masyarakat kaya, para pejabat dan wakil rakyat, masyarakat intelektual atau masyarakat pengusaha. Hal ini terjadi karena mereka tidak merasa ada manfaatnya. Pajak dianggap sebagai paksaan yang datangnya dari pemerintah. Sebetulnya tidak demikian. Pajak sangat erat hubungannya dengan kesejahteraan masyarakat/kualitas hidup. Tak ada negara yang sejahtera jika sadar pajak masyarakatnya adalah rendah. Jika dilihat pada negara maju dimana kesejahteraannya tinggi justru kesadaran wajib pajak masyarakatnya adalah tinggi. Pajak merupakan urat nadi pembangunann yang dilaksanakan pemerintah. Banyak masyarakat Indonesia

yang pulang dari luar negeri yang kecewa dengan negeri ini karena pelayanan umum maupun infrastruktur yang tersedia dibawah standar/jelek. Tapi mereka tidak melihat bahwa wajib pajak di negara maju itu mempunyai tingkat kesadaran yang tinggi didalam membayar pajak. Di negara maju pelayanan umum dan infrastrukturnya baik. Bandara, jalan dan sistim transportasi, rumah sakit dan lembaga pendidikan dan sebagainya semuanya berkualitas. Jauh beda dengan Indonesia. Masyarakat seharusnya proporsional didalam membandingkan kualitas hidup di negara maju dengan keadaannya di Indonesia. Apa yang terjadi saat ini bertolak belakang. Disatu pihak masyarakat dan pihak pengusaha menuntut tersedianya barang publik dan infrastruktur yang baik tapi dilain pihak ditemukan keengganan mereka untuk membayar pajak. Tuntutan akan infrastruktur dan barang publik yang baik tidak mungkin dapat dipenuhi oleh pemerintah jika pemerintah tidak mempunyai uang yang cukup. Padahal pajak merupakan bagian terbesar penerimaan negara. Oleh sebab itulah mengapa direktorat jenderal pajak perlu mengkaji penyebab rendahnya tingkat kesadaran masyarakat membayar pajak. Antara wajib pajak dan pemerintah mempunyai hubungan kepentingan timbal balik. Hukum dan undang undang saja tidak bisa dipakai sebagai alat meningkatkan sadar pajak sebelum dilakukan penyempurnaan ”hubungan kepentingan” wajib pajak dan pemerintah. Wajib pajak perlu merasakan manfaat pajak bagi dirinya. Permasalahannya sekarang sudah jelas dimana pemerintah memerlukan uang untuk dana pembangunan tapi masyarakat enggan membayar pajak bagi memenuhi kewajibannya. Padahal pembangunan itu sendiri untuk kepentingan masyarakat. Dimana letak persoalannya dan langkah apa yang perlu dilakukan dalam upaya meningkatkan sadar pajak. Hal ini harus menjadi kajian direktorat jenderal pajak seperti yang disampaikan diatas. Pemerintah sebenarnya bisa saja mempergunakan peralatan hukum (paksaan) bagi wajib pajak tapi itu kurang effektif seperti yang terjadi di Indonesia saat ini. Pembayaran pajak seharusnya dilakukan dengan senang hati dan penuh kejujuran. Dapat diyakini jika hal ini terwujud tidak ada lagi warga negara yang mengelak dari pembayaran pajak. Dan diyakini

pula penerimaan pajak akan menjadi maksimal. Dalam keterangannya, dirjen pajak memperkirakan ada lebih kurang 50 juta warga masyarakat potensial yang seharusnya mendaftarkan diri sebagai wajib pajak dan membayar pajak. Tapi mereka mengelak. Kita tidak tahu mengapa mereka seperti itu. Ini merupakan tantangan bagi aparat pajak untuk dapat membujuk mereka sebagai wajib pajak. Adakalanya keengganan masyarakat membayar pajak bukan karena ketidak mampuan. Tapi menyangkut pada perilaku karena ketidak mengertian. Kita tidak tahu apakah pejabat tinggi negara dan anggota wakil rakyat pusat dan daerah semuanya sudah merupakan wajib pajak. Menaikan penerimaan pajak jangan hanya semata dilihat dari sudut pendapatan saja tapi juga dari sudut non pendapatan. Jika diamati, kualitas wajib pajak orang pribadi yang ada saat ini juga tidak sehat. Dari 8.500.000 wajib pajak orang pribadi hanya lebih kurang 500.000 saja yang membayar pajak. Selebihnya adalah wajib pajak pribadi yang membayar nihil. Secara adminstrasi jumlah wajib pajak orang pribadi adalah besar tapi secara riil tak ada potensi yang dapat diambil dari mereka. Sementara itu pajak badan/perusahaan jumlahnya 500.000 wajib pajak.Disinipun dapat diduga banyak di-

antara mereka yang mengelakan pajak. Saat ini jumlah wajib pajak (perorangan dan badan) di Indonesia baru sekitar satu juta WP saja. Jumlah ini terhitung kecil jika dibandingkan dengan jumlah penduduk produktip dan jumlah perusahaan yang ada. Gambaran rendahnya sadar pajak saat ini merupakan bentuk ketidak adilan direktorat jenderal pajak. Mereka yang patuh membayar pajak mendapatkan perlakuan yang sama dengan mereka yang tidak membayar pajak didalam menikmati pelayanan pemerintah. Ini perlu menjadi perhatian direktorat jenderal pajak. Oleh sebab itu kebijakan ekstensifikasi perlu dilakukan pada mereka yang mengelak membayar pajak. Penertiban pada wajib pajak potensial jauh lebih penting dari pada melaksanakan kebijakan intensifikasi. Kebijakan intensifikasi mengandung ketidakadilan. Penertiban pada kantor kantor pajak di daerah juga perlu dilakukan karena sering adanya pemanggilan terhadap wajib pajak seolah wajib pajak belum melunasi pajaknya. Dengan kejadian seperti ini wajib pajak berpikir apakah setoran pajaknya selama ini terbukukan atau tidak. Hal kecil seperti inilah yang mengurangi kepercayaan wajib pajak pada kantor pajak di daerah. Penulis adalah Pemerhati Ekonomi

Revitalisasi Demokrasi Ekonomi Oleh Coki Ahmad Syahwier Pelaku usaha mikro dan kecil pun terperangah dengan aktor-aktor kapitalisme yang mempertontonkan keserakahan homo economicus yang berlebihan sehingga melahirkan perilaku akhlak homo homini lupus

A

rus globalisasi ekonomi yang berasal dari negara-negara Barat terus mengalir tanpa henti, menerjang segala bentuk kemapanan. Globalisasi ekonomi berpengaruh dahsyat terhadap tatanan sosial ekonomi masyarakat termasuk masyarakat negara-negara berkembang. Pengaruh globalisasi ekonomi telah mampu membuat akar fondasi hubungan struktural sosial ekonomi masyarakat terserabut dari tempat persemaiannya. Mengapa demikian? Patut diduga kuat, globalisasi ekonomi telah ditumpangi faham liberal-kapitalisme yang menyebar bagaikan virus yang bergerak ke segala arah kehidupan. Padahal, berabad-abad interaksi sosial ekonomi masyarakat negara-negara berkembang berlangsung dengan sehat dan harmonis. Setidaknya hal tersebut diperkuat dengan keberhasilan sejumlah negara berkembang melakukan proses transformasi ekonomi yang mengejutkan, seperti negara China, India, Korea Selatan, Iran termasuk Indonesia. Namun, dewasa ini interaksi sosial ekonomi yang terbangun mengalami distorsi struktural yang mengarah pada disintegrasi, disharmonisasi, dan demoralisasi. Norma dan nilai-nilai etis tidak lagi menjadi acuan dan pedoman yang fundamental, melainkan hanya sebagai fenomena historis dan simbolis belaka. Ikatan sosial-strukturalis bermetamorfosis menjadi komunal individualistik yang menempatkan kekuasaannya di sudut-sudut bidang kehidupan. Kekuatan sosial ekonomi (social economic force) berangsur-angsur melemah secara sistematis bahkan sporadis. Perubahan sosial ekonomi menyeruak tanpa terbendung. Transformasi sosial dan transformasi ekonomi menjadikan pasar faktor-faktor produksi mengarah pada oligoplisitik dan persaingan monopolistik. Kartelisasi usaha merupakan bentuk yang dinilai aman (safety). Pelaku-pelaku ekonomi terkesan sudah terkooptasi oleh mekanisme pasar persaingan bebas yang sebebas-bebasnya dan mengukuhkan kekuasaannya guna menguasai sumber-sumber produksi utama. Turbu-

lensi globalisasi ekonomi dengan rakus menggulung hampir seluruh pusat-pusat sosial ekonomi masyarakat. Marjinalisasi sosial ekonomi masyarakat, kini telah menjadi ritual biasa. Pelaku usaha mikro dan kecil pun terperangah dengan aktor-aktor kapitalisme yang mempertontonkan keserakahan homo economicus yang berlebihan sehingga melahirkan perilaku akhlak homo homini lupus. Tanpa disadari keserakahan liberal-kapitalisme berdampak kuat pada proses pemiskinan (impoverishment) sosial ekonomi masyarakat. Inikah pertanda tatanan sosial ekonomi masyarakat bergerak menuju petaka kehancuran Adakah tanda-tanda dominannya liberal kapitalisme yang menumpang pada globalisasi membuat demokrasi ekonomi telah mati? Sungguh naif dan terhina, manakala sikap menyerah terhadap globalisasi dan liberalisasi membuat perekenomian terjajah dan terinfiltrasi oleh mekanisme pasar yang tidak seimbang. Sebuah bangsa yang besar, seharusnya tidak memberi peluang sedikit pun kepada golongan para imperialis baru (new imperialism). Golongan imperialis telah terbukti memiliki kekuatan yang dahsyat untuk memorakporandakan sendi-sendi sosial ekonomi suatu bangsa. Otokrasi ekonomi Seperti dikemukakan, tekanan globalisasi ekonomi mampu membuat tatanan sosial ekonomi menjadi rapuh. Oleh karena itu, diperlukan penguatan implementasi kedaulatan rakyat pada alam pikiran (mind-set) setiap pembuat kebijakan (policy makers) di jajaran birokrasi pemerintah. Mengapa pemerintah? Pemerintah adalah salah satu pilar dalam menegakkan dan mempertahankan kedaulatan rakyat. Pemerintah memiliki trifungsi yang terkait satu dengan lainnya, yakni fungsi fasilitator, fungsi regulator, dan fungsi stabilisator. Trifungsi tersebut hanya dapat berjalan efektif apabila pemimpin bangsa dan para pejabat publik menyadari untuk tidak terjebak pada sikap primordialisme, konsumerisme, kolu-

tifisme, nepotisme, parsialisme, eksklusivisme, dan eksploitisme (7-isme). Sebab, 7-isme tersebut merupakan elemen komposit paling dasar yang dapat membuat liberal-kapitalisme bertumbuh dan berkembang. Disamping itu, 7-isme berpotensi besar membentuk sikap otokrasi ekonomi dan otokrasi politik yang mengarah pada kekuasaan sentralistik yang tidak demokratis. Guna menghindari praktik liberal kapitalisme yang semena-mena sekaligus memperkuat asas kedaulatan rakyat dalam perekonomian nasional perlu secara terus menerus memperkuat asas demokrasi ekonomi. Revitalisasi demokrasi ekonomi merupakan gerakan sosial secara kolektif dalam melawan etatisme ekonomi dan otokrasi ekonomi. Program revitalisasi Revitalisasi demokrasi ekonomi merupakan gerakan sosial untuk mewujudkan misi negara, yakni mencerdaskan kehidupan bangsa, memajukan kesejahteraan umum, melindungan segenap rakyat dan tanah air. Demokrasi ekonomi merupakan asas yang meletakkan kepentingan ekonomi masyarakat sebagai hal utama (putting people first) dan melindungi hajat hidup orang banyak. Demokrasi ekonomi adalah asas implementatif bagi terwujudnya kehidupan berbangsa dan bernegara yang berkeadilan dan merata. Sejalan dengan hal diatas, revitalisasi demokrasi ekonomi dapat dilakukan dengan sejumlah kebijakan, yakni (1) melindungi usaha mikro dan kecil melalui penguatan keuangan usaha mikro dan kecil dalam mencapai skala ekonomi (economic of scale)-nya, (2) menata ulang zonasi perdagangan yang berpihak pada usaha mikro dan kecil sehingga terjaminnya kontinuitas usaha mereka, (3) menetapkan suku bunga (rate of interest) perbankan yang rendah sesuai dengan rasio modal usaha yang dimilikinya, (4) menjamin kemandirian usaha ekonomi yang berbasis pada sumber daya dalam negeri (domestic resources based), (5) menjalankan program-program ekonomi daerah berdasarkan pada pendekatan partisipatori dan emansipasitori, (6) menjembatani pola hubungan interkoneksitas antara sentra produksi pedesaan dan sentra perdagangan kota/moderen, (7) menata ulang badan usaha miliki negara dan pemerintah yang benar-benar memberi social benefit dan economic benefit yang sebesar-besarnya bagi rakyat bukan bagi asing ataupun pejabat birokrasi, (8) mengawasi dengan efektif dan terukur

penguasaan sumber-sumber produksi di tingkat pusat dan daerah sehingga memperluas aksesibilitas masyarakat seluas-luasnya memiliki sumbersumber produksi tanpa adanya diskriminasi dan pemihakan, (9) merestrukturisasi anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) yang berorientasi pada people centered financing sebesar tujuh puluh persen. Revitalisasi demokrasi ekonomi hendaknya menjadi gerakan nasional yang diikuti dengan program-program kongkrit dan realistis. Revitalisasi demokrasi ekonomi seharusnya jangan diposisikan sebagai jargon ataupun dogma politik, melainkan hendaknya menjadi suatu konfigurasi dari jati diri, harga diri, dan citra suatu bangsa. Penulis adalah Staf Pengajar Departemen Ekonomi Pembangunan Fakultas Ekonomi USU

Pengumuman Redaksi menerima kiriman karya tulis berupa artikel/opini, surat pembaca. Kirim ke alamat redaksi dengan tujuan ‘Redaktur Opini Waspada’ dengan disertai CD atau melalui email: opiniwaspada@yahoo. com. Panjang artikel 5.000-10.000 karakter dengan dilengkapi biodata penulis dan kartu pengenal (KTP). Naskah yang dikirim adalah karya orisinil, belum/tidak diterbitkan di Media manapun.Tulisan menjadi milik Waspada dan isi tulisan menjadi tanggungjawab penulis.

SUDUT BATUAH * Tim pemekaran Medan Utara saling klaim - Belum jadi sudah begadoh! * 71 Persen UMK tak pernah pinjam modal ke bank - Asal jangan terjerat uang panas * Penjahat curi uang dan HP milik jaksa - Memang dasar penjahat, he...he...he

oel

D Wak


Opini

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

B9

Perguruan Tinggi Di Awal Abad Ke-21 Lho, Kok Kepala Dosa...? Apa jadinya, kalau kepala desa disebut kepala dosa? Ini, tentu saja bisa berbuntut panjang. Lihat saja, seratusan kepala desa se-Kabupaten Langkat bergerak ke gedung DPRD. Mereka tidak terima ucapan Ketua DPRD Langkat Rudi Hartono Bangun yang konon menyebut kepala desa sebagai kepala dosa. Koordinator pengunjukrasa, Kusdiantoro, seperti dilansir Waspada (Jumat, 17/6), menilai, tidak pantas Ketua DPRD menghina seluruh kepala desa dengan menyebut kepala dosa dalam acara resmi yang dihadiri banyak pejabat Pemkab Langkat dan aparatur perwakilan dari Pemprovsu. Saat itu, Ketua DPRD Langkat menyampaikan kata sambutan pada acara pemberian penghargaan atas prestasi pencapaian target PBB, 14 Juni silam. Kusdiantoro mengungkapkan, saat mereka mendengar ucapan yang mereka nilai sangat tidak pantas itu, seluruh kepala desa berang dan ingin menyanggah ucapan Ketua DPRD. Namun, katanya, emosi kepala desa ditenangkan Bupati Langkat yang langsung memberikan kata sambutan berikutnya. Kepala desa, antara lain meminta Badan Kehormatan Dewan (BKD) memberikan sanksi kepada Rudi Bangun. Aspirasi para kepala desa telah diterima belasan anggota DPRD Langkat [tidak termasuk Rudi Hartono Bangun, karena tidak hadir dalam dialog dengan kepala desa]. Dewan merekomendasikan meminta waktu sepekan untuk mengambil keputusan. Penjelasan wakil rakyat ini disampaikan di hadapan 145 kepala desa yang hadir dari 237 kepala desa se-Kabupaten Langkat. Jika sesuai waktu ditentukan tidak ada sanksi memuaskan, kata kepala desa, mereka akan membuat pengaduan ke Polres Langkat karena merasa dihina dan pencemaran nama baik. Kepala desa juga meminta Rudi Hartono Bangun meminta maaf secara terbuka kepada seluruh kepala desa atas perkataan yang telah menyakitkan perasaan itu. Sebenarnya, tidak jelas bagaimana perisisnya isi kata sambutan Ketua DPRD Langkat sampai muncul istilah kepala dosa yang ternyata sangat menyinggung perasaan kepala desa. Tapi, dari dulu orangtua kita sudah mewanti-wanti, agar menjaga perkataan: “Mulutmu adalah harimaumu.” Salah sedikit saja, bisa sangat berbahaya. Terlepas ada atau tidak ada niat untuk menghina atau melecehkan, tapi perkataan yang tidak pada tempatnya bisa sangat menyinggung perasaan orang lain. Toh, kepala desa dan kepala dosa hanya perbedaan huruf “o” dan “e”, tapi maknanya tentu sangat kontradiktif. Kepala desa bisa diartikan sosok yang memimpin satu desa, yang idealnya menjadi pengayom dan teladan di desa tersebut. Sedangkan kepala dosa? Tentu saja konotasinya bisa sangat jelek. Tapi sebenarnya, Ketua DPRD Langkat Rudi Hartono Bangun sudah pernah menyampaikan klarifikasi di Harian Waspada yang dilansir Rabu (15/6). Ketika dikonfirmasi wartawan, Rudi menyesalkan sikap kepala desa tersebut. Menurut dia, tidak ada berkata demikian, hanya saja berpesan agar seluruh kepala desa benar-benar bekerja dalam membangun Kabupaten Langkat. “Jika tidak, kita semua akan jadi berdosa,” ujarnya. Wallahu a’lam. Entah mana yang benar. Tapi, seharusnya persoalan ini diselesaikan sebaik-baiknya. Jangan sampai berlarut-larut. Muhammad Amin Medan

Pak Bupati, Guru Bantu Labusel 6 Bulan Tak Gajian Terus terang, saya tertegun membaca Harian Waspada 15 Juni 2011 rubrik Sumatera Utara (B1). Di bawah judul “40 Guru Bantu Di Labusel Enam Bulan Tak Gajian”, tergambar penderitaan para pendidik yang tak alang-kepalang. Padahal, mereka diserahi tugas untuk ikut secara bersama-sama dengan praktisi pendidikan lainnya untuk mencerdaskan kehidupan bangsa. Ya, meningkatkan mutu pendidikan. Nah, bagaimana mereka fokus untuk melaksanakan tugas yang sudah diamanahkan, jika hak mereka – yang sebenarnya tergolong sangat minim – tak jelas di mana rimbanya. Salah seorang pendidik menjelaskan, selama ini honor mereka Rp700 ribu per bulan langsung dikirim melalui rekening bank dan tidak pernah terkendala. Namun sejak Januari lalu, mereka tak pernah menerima honor. Ironisnya, saat guru bantu menanyakan ke Disdik Labusel, mereka mendapat penjelasan, masalah ini menunggu petunjuk Bupati. Pihak Disdik berdalih, selama ini mereka menerima gaji dari rekening yang dikeluarkan Pemkab Labuhanbatu. Menunggu petunjuk Bupati sampai enam bulan? Rasanya, ini tidak rasional. Apalagi, para guru bantu secara rutin menyerahkan laporan kegiatan mengajar ke Dinas Pendidikan Labusel melalui kepala sekolah sejak Kabupaten Labusel dimekarkan dari Kabupaten Labuhanbatu. Penjelasan Sekretaris Disdik Labusel H Mahmul ketika dikonfirmasi wartawan, juga seperti tak rasional. Dia mengatakan, guru bantu tersebut selama ini digaji dari Pemkab Labuhanbatu, sehingga masih diperlukan penyesuaian. Dia berdalih sedang membuat surat ke Bupati Labusel untuk meminta petunjuk. Tidak perlu heran, jika membaca berita ini, banyak orang geleng kepala. Kenapa pula setelah enam bulan baru mau minta petunjuk ke Bupati untuk proses membayar gaji guru bantu? Hasil jerih-payah para guru bantu ini tentu saja sangat mereka harapkan agar segera dibayarkan. Kita tidak tahu pasti, bagaimana para guru bantu ini menghidupi diri dan keluarga dalam rentang enam bulan mereka tidak menerima gaji. Tapi yang jelas, kondisi ini sangat memprihatinkan. Tidakkah ada cara yang lebih arif yang dilandasi sikap kepedulian agar masalah ini dapat segera diatasi? Tidak jelas, berapa hari, berapa minggu atau berapa bulan Bupati memberi petunjuk untuk mengambil langkah mengatasi masalah tersendatnya gaji guru bantu?. Tapi yang jelas, kondisi ini sangat memprihatinkan. Seharusnya, Bupati Labusel dan Disdik di daerah itu bisa mengambil langkah yang bijak. Sangat tidak pantas rasanya jika terus membiarkan guru bantu larut dalam penantian panjang untuk memperoleh gaji mereka. Padahal, walaupun gaji mereka entah kapan baru dibayar, tapi para guru bantu ini tentu saja tetap tidak bisa berleha-leha. Mereka tetap saja dituntut melaksanakan tugas mengajar sebaik-baiknya. Walau belum gajian, mereka tentu saja tidak dibenarkan untuk mangkir mengajar. Tapi, di lain pihak, kapan hak mereka disalurkan? Tidakkah ada yang peduli terhadap penderitaan mereka yang sudah enam bulan tidak gajian? Kalaupun harus menunggu petunjuk Bupati Labusel, tapi wajar kalau para guru bantu ini berharap Bupati memberi petunjuk yang orientasinya segera gaji ini dibayar. Tetapi banyak yang percaya, Bupati dan Kadisdik Labusel tidak akan membiarkan penderitaan guru bantu merana lebih lama lagi. Apalagi, jerihpayah orang lain seharusnya dibayar sebelum keringatnya kering. Irwan Syahputra Medan

Setelah Ruyati Dipancung Membaca Headline Waspada Senin (20/6), Ruyati Dipancung Di Arab Saudi, sungguh membuat batin saya serasa diiris. Perih. Mata saya terasa berair menahankan kepiluan yang bercampuraduk dengan kegetiran. Kenapalah nasib bangsa ini demikian menyedihkan, di tengah alam yang katanya kaya-raya? Kalau lapangan kerja di negeri ini tersedia, mereka tidak akan jauh-jauh ke negeri orang untuk mengadu nasib dengan segala risiko yang bisa saja menimpa. Ruyati dipersalahkan membunuh wanita asal Saudi, Khairiya binti Hamid Mijlid, dengan menyerangnya berulangkali pada kepala dengan pemotong daging dan menikamnya di leher. Tapi, kantor berita resmi SPA, tidak menguraikan motif kejahatan itu, atau mengungkapkan hubungan antara kedua wanita itu. Tapi, apa pun adanya, kejadian ini sangat menyedihian dan memedihkan. Pemerintah dianggap nyaris tak berbuat apa-apa untuk melakukan pembelaan terhadap warganya. Setelah Ruyati dipancung, ternyata masih ada 26 TKI lainnya yang terancam hukuman mati di Arab Saudi. Apakah pemerintah RI akan tetap diam saja? Irwan Effendi Langsa

(Catatan Menjelang Konferensi ASAIHL 2011) Oleh Nur A Fadhil Lubis Dari tahun ke tahun, asosiasi ini terus berkembang pesat, malah melampaui apa yang ingin dicapai pada awalnya

M

inggu ketiga bulan Juni ini, persisnya 18-22 Juni 2011, ASAIHL (Association of Southeast Asian Institutions of Higher Learning, atau Asosiasi Lembaga Pendidikan Tinggi Asia Tenggara) akan mengadakan konferensi tahunannya. Ada beberapa catatan menarik, dan sebagian berbeda dari yang sebelumnya, tentang pertemuanparapengelolaperguruantinggi terkemuka di bagian dunia yang sedang berkembang pesat ini. ASAIHL berperan penting dalam perkembanganPTdiIndonesia,baiknegeri maupun swasta. Hampir semua PT terkemuka di negeri ini menjadi anggota, paling tidak terlibat dalam berbagai program dan kegiatannya.Tiga perguruan tinggi negeri di kota Medan: USU, UNIMED dan IAINSU, merupakan anggota tetap. Namun tampaknyabelumadaPTswastaSumatera Utara yang berpartisipasi di dalamnya. Penulis, sebagai Rektor IAIN-SU, telah berpartisipasi dalam asosiasi ini sejak pertemuan 2009 di Kamboja dan 2010 di Hanoi,Vietnam. Berbeda dengan tahuntahun sebelumnya, konferensi ASAIHL 2011 ini akan diadakan di Niagara Falls, New York, Amerika Serikat. Mengapa asosiasi PT Asia Tenggara bertemu di Amerika Serikat? Latar Belakang Pentingnya forum untuk memperbincangkan problema pendidikan tinggi dan menggalang kerjasama sesama universitasse-AsiaTenggarasudahdirasakansejak satudemisatunegara-negaraAsiaTenggara meraih kemerdekaannya setelah Perang Dunia II. Awalnya masing-masing negara, meskipun sudah merdeka, tetapi masih terus tergantung pada (mantan) negara penjajahnya, seperti Malaysia ke Inggris dan Indonesia ke Belanda. Belakangan kesadaran timbul bahwa kerjasama harus dirintis dan dijalin sesama lembaga pendidikan tinggi se kawasan. Gagasan ini terwujud dengan pertemuan para pimpinan delapan PT terkemuka dan apa yang dikenal sebagai national university dari delapan negara dan meresmikan terbentuknya Association of SoutheastAsianInstitutionsofHigherLearning, belakangan lebih dikenal dengan singkatannya ëASAIHLí di kota Bangkok pada 1956. Republik Indonesia diwakili oleh Universitas Indonesia, hingga Prof. Bahder Djohan, rektor UI pada waktu itu tercatat sebagai salah seorang the founding fathers (pendiri). Malaysia diwakili oleh University of Malaya, Thailand oleh Chu-

lalongkorn University, dan University of the Philippines mewakili Philiphina. Di samping itu, University of Ceylon mewakili Srilangka, sedangkan National University ofVietnam mewakiliVietnam, dan University of Rangoon sebagai perwakilan dari Birma. Sedangkan Singapura, BruneidanKambojatidakadayangmewakili, tetapi ada perwakilan dari University of Hongkong. Sejak awal telah tampak bahwa istilah Southeast Asia atau Asia Tenggara bagi penggagas asosiasi ini dipahami secara lebihluasdanterbuka,dibandingmisalnya dengan konsep ASEAN (Association of Southeast Asian Nations) yang berkembang belakangan. Dalam piagam awal pendiriannya, asosiasi ini bertujuan untuk membantu lembaga-lembaga anggota untuk memberdayakan diri melalui kerjasama(mutualself-help)danuntukmencapai keunggulan bertaraf antara-bangsa (international distinction) dalam tri-dharma PT ñ pendidikan-pengajaran, penelitiandanpengabdiankepadamasyarakat. Secara lebih khusus, asosiasi ini didirikan untuk memperkuat pengembangan lembaga, penguatan identitas dan kerjasama regional, serta perluasan jaringan dengan organisasi-organisasi internasional.Dalamkerangkaitu,asosiasi berfungsi sebagai a clearing-house of information, forum komunikasi bagi diskusi pengembangan pendidikan tinggi. Lebihlanjut,asosiasiinimembantusemua pihakdalammerekrutdanmengembangkan tenaga pengajar dan peneliti, dan pertukaran SDM dan produk keilmuan. Sejak awal pemerintah Thailand sangat mendukung keberadaan asosiasi ini dengan menyediakan berbagai saranaprasarana, termasuk kantor pusat dan dana hibah sebesar 5 ribu dollar Amerika setiap tahunnya. Tidak heran sampai sekarang,asosiasiinimasihterusberkantor pusat diThailand dan sekretaris jenderalnya juga dijalankan oleh tokoh ilmuwan dari negeri gajah putih ini. PT yg sedang berkembang Dari tahun ke tahun, asosiasi ini terus berkembangpesat,malahmelampauiapa yang ingin dicapai pada awalnya. Dari Indonesia saja, PT yang menjadi anggota sudah lebih 80 PTN dan PTS, sedangkan Thailand diwakili hampir 50 PT dan 30an dari Malaysia. Pokoknya semua negara anggota ASEAN terwakili, terutama oleh PTN utamanya. Yang menarik adalah partisipasi hampir 40 PT di benua Australia dan New Zealand, 4 PT Jepang.

Signifikasi asosiasi ini juga dapat dilihat dari mendaf-tarnya Lund University dari Swediadanhampir10PTdiAmerikaSerikat dan Kanada. Dari komposisi keanggotaan ASAIHL sekarang ini ada satu hal yang menarik. Penggagas awal dan pengelola selanjutnya dari asosiasi ini adalah PT nasional atau yang terkemuka dari masing-masing negara AsiaTenggara, seperti UI dari Indonesia. Yang menjadi anggota dari kawasan Nusantara ini juga adalah PT terkemuka. SebaliknyaPTyangmenjadianggotaforum ini dari negara-negara maju (Amerika Serikat, Australia, New Zealand, bahkan Jepang dan Swedia) adalah PT bukan kalanganpapanatas,tetapiyangdibawahnya, tetapi sedang mengalami perkembangan pesat dan memiliki relasi, terutama dari asal mahasiswa, dosen dan penelitinya dengan Asia umumnya, dan AsiaTenggara khususnya. Dari Amerika Serikat, contohnya, UniversitasHarvard,MIT,YaleUniversity,UCLA dan sederajat tidak berminat, tetapi yang menjadi anggotanya adalah Baylor University, California State University, Long Beach, Pittsburg State University, bahkan ada yang hanya setakat Sekolah Tinggi, seperti Keuka College. PT yang disebut terakhir di atas, Keuka College, yang malah menjadi tuan rumah bagi konferensi ASAIHL 2011 ini ketika forum ini merayakan ulangtahunnya yang ke-55 tahun. Pemilihan lokasi pertemuan kali ini, yakni Niagara Falls, terkait dengan gelombangglobalisasiyangdialamiasosiasi ini. Sebelumnya pertemuan para rektor danpimpinanPT(perguruantinggi)diwilayahAsiaTenggara,palingtidakmasihdalam kawasan benua Asia. Penulis telah turut berpartisipasi sejak 2009 di Kamboja, 2010 di Hanoi,Vietnam. Namun, kali ini konferensi ini dilaksanakan di Niagara Falls, sebuah kawasan wisata yang masyhur seantero dunia dengan air terjun raksasa yang terletak di perbatasan Amerika Serikat dan Kanada. Ini merupakan bagian dari gelombang globalisasi yang terelakkan, hingga sepatutnya dimanfaatkan. Keuka College, sebuah PT‘kecil’ tetapi sedang berkembang pesat di bagian paling utaranegarabagianNewYork.‘Kecil’karena hanya lebih memfokuskan pada pendidikan tinggi strata satu (S1) dan pendidikan terapan siap pakai. Ini berbeda dengan PT papan atas AS yang umumnya lebih terfokus pada studi lanjutan (S2 dan S3) serta menjadi research university dengan berbagaipusatpenelitiantentangteknologi canggih dan inovatif. KampusKeukaCollegeterletakdipinggirdanauKeukayangindah,dalamwilayah Finger Lakes, negara bagian NewYork ini mengemban motto ëthe Center for Global Educationí ñ pusat pendidikan global karena lembaga pendidikan tinggi swasta ini menawarkan program gelar dan non-gelar yang ëaffordableí bagi mahasiswa antara

bangsa, terutama generasi muda Asia. Layananmerekaterhadapmahasiswaëasingí memang begitu akrab dan ramah Anda akan dilayani dosen dan staf ëwho know you by name and are dedicated to your successí (yang mengenal namamu dan berdedikasi agar Anda sukses). Mahasiswa akan dilayani secara ëone-on-one academic advisingí ñ pembimbingan yang dilakukan orang per orang. Penulis memang pernah mengalami betapa nama penulis yang begitu baik, lazimdanmaknanyayangafdol,yakniFadhil, oleh seorang seorang dosen asal Amerika Latin ditukar menjadi ëFidelí, yang lain memanggil saya ëDaleí. Bandingkan dengan di Keuka, yang kebanyakan staf dan dosennya bisa berkomukasi dengan bahasa Asia ñ Cina atau Vietnam, serta, jika dia tahu bahwa kita dari Indonesia, langsung bertanya: ëApa kabar?í Bahkan sayakagetkarenasalahseorangstafberkulit putih ñ namanya: Wendy Gaylord, yang melayani mahasiswa internasional dan mengajar bahasa Inggris, bisa berbahasa Jawa dan cerita banyak tentang Indonesia. Bukan hanya itu, Keuka College yang berdiri sejak 1890 yang mengembangkan pendidikan liberal arts (ilmu pengetahuan danseniliberal)memiliki33jurusanmayor dengan 13 minor pada tingkat strata satu. PT ini juga menawarkan beberapa gelar S2 terutama program Master of Sciencenyayangterkenalyangterkonsentrasipada programbisnisantara-bangsa.Gelombang globalisasi tidak mempengaruhi program yang ditawarkan, tetapi juga dosen yang direkrut dan mahasiswa yang diterima. Saat ini ada sekitar 3000 mahasiswa asing, mayoritas dari Cina dan Asia Tenggara, belum lagi yang mengikuti kuliah di beberapa cabangnya di Cina, belum lagi yang terdaftar sebagai kuliah terbuka jarak jauh (distance learning). Wawasan Global danTindakan Lokal Dalamkonferensisebelumnya,termasuk yang diadakan di Hanoi,Vietnam pada 2010 memang muncul lagi wacana untuk merubah nama menjadi asosiasi internasional, atau paling tidak Asia-Pasifik. Namun, apalah arti sebuah nama? Hingga disepakati untuk melestarikan nomenklatur yang bernilai historis ini. Namun demikian, memasuki era millennium ketiga, kian gencar semboyan Think Globally, Act Locally, maksudnya berpikirlah global, namun harus tetap mengawali tindakan secara local. Inilah tampaknya juga yang terjadi di dunia perguruan tinggi di AsiaTenggara, jika ingin bertahan dan maju, maka harus merubah paradgima, memperluas wawasan dan melakukan tindakan kongkrit. Selamat berkonferensi dan semoga bermanfaat! Penulis adalah Rektor IAIN SU, Medan

Sisi Gelap Bandara Kualanamu (Jangan Jadikan Masyarakat DS “Tupai Menong”) Oleh Drs H OK Syarifuddin Rosha …selaku wakil rakyat sudah maksimal melakukan sesuai dengan tugas pokok dan fungsi kami.Kalau masyarakat Deliserdang marah atau kecewa kepada kami,ya… itulah adanya

D

alam setiap pembangunan, pastilah dirancang untuk kemaslahatanumatatauuntukmeningkatkan taraf hidup rakyatnya. Demikian jugalah halnya dengan pembangunan Bandara Kualanamu. Namun, dalam perjalanan sekira empat tahun, proses pelaksanaanya kami lihat ada sisi gelapnya. Pertama, pelaksana pembangunan bandara sangat mengecilkan bahkan mengabaikankeberadaanPemkabDeliserdang(DS).Halinikamilihatterusberlanjut. Atau memang ini gambaran orang pusat melihat anak daerah, entahlah.Tapi itulah faktanya. Fakta ini dapat kami sampaikan denganbeberapakejadianyangmasihdan terus berlanjut. Pelaksana pembangunan (apakah itu namanya Satker ataupun PIU) membangun bandara seluas 1.500 ha sampai detik initidakpernahmengurusIzinMendirikan Bangunan(IMB)dariPemkabDStermasuk membuat pagar arealnya. Sebagai wakil rakyat, kami sudah berkali-kali melakukan pertemuan dengan semua pihak terkait, termasuk dengan pihak Angkasapura Pusat. Sampai saat ini pihak pembangun tetap bersikukuh menyatakan, merekatakperluizindaridaerah, karena mereka berpegang kepada UU Penerbangan Tahun 1991 dan PP Tahun 2001 serta UU yang baru terbit, yaitu UU Nomor 1 Tahun 2009. Padahal, dalam UU yang lain, seperti UU 23 Tahun 2002 jelas mengatur “Terminal penumpang dan pagar “ harus mempunyai IMB dari daerah , sementara runway dan menara pengawas IMB-nya dari pusat. Tapi, lagi-lagi kami selaku wakil rakyat sudahmaksimalmelakukansesuaidengan tugaspokokdanfungsikami.Kalaumasyarakat Deliserdang marah atau kecewa kepada kami, ya… itulah adanya. Arogan.“Kalaukamitidakmau,kenapa rupanya?.” Kira-kirabegitulahnuansayang dapatkamibacadarisikapmereka. Mereka (pihak pembangunan bandara) menyatakan dengan tegas, “Di seluruh Indonesia ini,kamiyangmembangunbandara, tetapi tidak pernah ada pihak yang menanyakan

IMB-nya, termasuk Pemkab bersangkutan“ Penistaan Daerah Sekira3,5tahunsilam, pihakpelaksana pembangunanbandaramembuatkerjasamadenganpihakPDAMTirtanadi,Medan, dalam hal pengadaan air dalam bandara KualanamuHalyangmenyedihkan,kenapa mereka tidak melakukan kerjasama dengan PDAMTitna Deli yang keberadaanya di Kabupaten Deliserdang, sebagaiamana keberadaan bakal Bandara Kualanamu juga di Kabupaten Deliserdang. Ironisnya lagi, apa dasar Tirtanadi melakukan kerjasamadenganpihaklain yang bukan daerah operasionalnya? PadahalDeliserdanghanya memiliki satu-satunya perusahaan daerah, yaitu tadi Tirta Deli. Betul memang, di tahun1998adakerjasama operasionalTirtanadi dengan Tirta Deli, tetapi itu meliputi daerah Tanjung Morawa, Batang Kuis, Tembung, Percut Sei Tuan dan tidak untuk wilayah Beringin / Pantai Labu di mana lokasi bandara saat ini berada. Kami selaku wakil rakyat Deliserdang menganulir kerjasama yang sudah terjadi, dan kerjasama itu agar dialihkan ke Tirta Deli. Ini marwah daerah, hukumnya wajib bagi kami untuk diperjuangkan. Arti wajib, dikerjakanberpahaladitinggalkanberdosa. Saat ini Bandara Kualanamu sedang melakukan penimbunan runway. Karena tidakmemilikiizin,lantaspuluhandelegasi masyarakat mendatangi Komisi C DPRD Deliseradng, (Jumat 10 Juni 2011 lalu). Masyarakat menyampaikan fakta bahwa mereka mengambil ratusan ribu kubik tanah timbun. Memang tanah yang diambildari dalamarealbandara,namun pihak

pembangunan Bandara Kualanamu tidak pernah meminta izin penambangan dari Pemkab DS. Inilah yang kami sebut penistaan akan keberadaan daerah.Terkesan ada ucapan, “Orang tanah tanah saya, duit duit saya, Jalan jalan saya, peralatan peralatan saya , yang mau saya timbun kan bangunan saya, untuk apa izin daerah .” Belum lagi penutupan akses jalan sepihak, termasuk hancurnya sarana jalan yang terjadi. Kesemuanya ini mengecilkan dan mencoreng kredebilitas dan marwah Pemerintah Kabupaten Deliserdang, sebagimana diatur UU 32 /2004 tentang Otonomi Daerah, dimana Pemerintahan Daerah itu ialah Bupati dan DPRD DS. Kedua, peningkatan Pendapatan Asli Daerah (PAD) ditahun 2010, Deliserdang punya PAD sebesar Rp115 Miliar dari total APBD-nya Rp1,4Triliun. Dengan diberlakukannyaUU28tahun2009,maka diperkirakan untuk tahun 2011 ini Deliserdang mampu meningkatkan PADnya menjadi Rp310 M dari total APBD nya. 1,7 Triliun. Pertanyaannya;dimanakahkorelasipembangunanBandaradiDeliserdang dengan peningkatan PAD nya? Berdasarkan pengalaman Pemko Medan dan daerahdaerahlainyang mempunyai Bandara, sepertiCengkarengTangerang, Kabupaten Badung Bali, Kabupaten PadangPariaman,dan Kabupaten Sidoarjo Jatim. Dapat disimpulkan perolehan dari satu Bandara hanya dari PBB dan 30 % dari pajak parkir. Bahkan Bupati Padang Pariaman mengatakan, ada orang yang lebih besar kontribusinya di PAD mereka dengan menggunakan areal seluas 5.000 m2 (lima ribu meter persegi) dbandingkan Bandara Minang Kabau yang menggunakan areal 500 ha. (lima ratus hektare). Mungkin masarakat terjebak kepada apa yang mereka lihat dalam kesehariannya, bahwa di dalam kawasan bandara itu ada taksi resmi, ada taksi plat hitam, ada reklame, ada restoran dan lain sebagainya, bahkansetiaporang akanberpergiaan harus mengeluarkan biaya air potex Rp35.000 atau lebih, itu semua tidak ada kaitannyasamasekalidenganpemerintah.

Semua miliknya dan tak ada kontribusinya ke Pemkab. Kalau demikian, dimana korelasinya bandara dapat meningkatkan PAD? Kalau hanya bayar PBB, “Tukang becak pun bayar PBB” Ketiga, peningkatan taraf hidup masarakat sekitar pembangunan bandara adalah padat modal bukan padat karya. Saat ini kita lihat berapa persenlah warga sekitar bandara yang dipekerjakan untuk pembangunan Bandara Kualanamu ; Sebandingkah pekerja yang ada dengan tingginya tingkat pengangguran yang ada di sekitar bandara tersebut? Bisakahkedepanpihakbandaramemprioritaskan pekerjanya adalah orang Beringin, Pantai Labu, Lubuk Pakam, Batang Kuis, dan yang pekerja dari darah lain tidak merekaterima?.Jawabnyapastitidakboleh. Belum lagi pegawai Bandara Polonia, Medan yang akan dipindah ke lokasi Bandara Kualanamu, jika demikian berapa pegawai lagilah kekurangannya . Betul juga kata orang Pantai Labu ‘MenongTupai(tupaitermenung).‘Kenapa kau menong tupai?”.... Macam mana tak menong, pisang masak ditebang orang. Betapasialnyanasibsangtupaimenunggu pisang masak, taunya pohon pisang sudah ditebang orang. Keempat, hilangnya identitas anak negeri. Konon, “Apalah arti sebuah nama.”. Tetapi, kalau kita lihat fakta di lapangan, begitu disebut nama mangga, langsung terbersit dalam pemikiran kita bagaimana bentuk,citarasa,besarbuahnya, warnanya mungkin juga terbayang pohonnya. Kalau demikian dapat dikatakan “nama akan membawa buah’. Demikianjugahalnyadenganbandara yang sedang dibangun di Deliserdang ini pastilah mempunyai nama seperti di daerahSumateraSelatan(Palembang)dibuat namanya Bandara Internasional Sultan BadaruddinII,diPadang, BandaraInternasional Minang Kabau (BIM). Ada kesan keberadaan bandara tidak menghilangkan asal muasal, oleh karena itu melihat latar belakang sejarah yang cukup panjang dan tata letaknya, bolehlah nama bandara yang sedang dibangun di Desa Kualanamu Kabupaten Deliserdang itu dikukuhkan dengan nama Bandara Internasional SultanSerdangatauBandara Internasional Serdang. Kalau di Sumatera Barat ada BIM, Insya Allah di Sumatera Utara kita punya BIS (Bandara Internasional Serdang atau Bandara Internasional Sultan). Semoga. Penulis adalah wakil rakyat di Komisi C DPRD Deliserdang


Aceh

B10

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

PLN Aceh Bebas Daftar Tunggu

Pompanisasi Di Desa Cot Mane Belum Maksimal

BANDA ACEH (Waspada): PT PLN (Persero) Wilayah Aceh berhasil melayani pelanggan daftar tunggu sampai dengan tanggal 15 Juni 2011, mencapai 28.349 pelanggan diseluruh Aceh yang tersambung aliran listrik dengan program Gerakan Sehari Sejuta Sambungan Listrik (GRASSS) ke 2 tahun 2011. “Jumlah yang tersambung ini sudah 104 persen, melebihi dari yang ditargetkan hanya sebanyak 27.200 pelanggan daftar tunggu yang akan disambung,” ungkap Zulkifli, QIA, General Manajer PT PLN (Persero) Wilayah Aceh kepada pers, Jumat (17/6) di Gampong Lang, Kec. Darul Kamal, Aceh Besar. Kata dia, dengan terlayaninya daftar tunggu permintaan sambungan listrik di seluruh Aceh maka tidak ada lagi daftar tunggu. “PLN ingin melayani semua pelanggan, kita buktikan hari ini tidak ada lagi daftar tunggu di Aceh. Dan kita komit melayani dengan senyum dan sapa tanpa suap,” tegasnya. Kehadiran GM PT PLN (Persero) Aceh ke kawasan pelosok Aceh Besar ini untuk melakukan penyambungan listrik diperumahan TNI yang dibangun Puskop Kartika Iskandar Muda. “Hari ini baru 30 rumah yang selesai tersambung dari 100 unit dari yang akan dibangun,” ungkap Mayor Yudi Hermansyah, Plh Puskop Kartika IM. Zulkifli menambahkan bahwa siapa saja yang datang ke PLN untuk melakukan penyambungan akan dipasang dengan biaya yang sudah ditentukan. “Jadi pelanggan tidak perlu membayar biaya-biaya lain diluar yang ditentukan, ini sudah komitmen kami,” tuturnya lagi. (b04)

BIREUEN (Waspada): Pompanisasi yang dibangun Desa Cot Mane, Kec. Kutablang, Bireuen beberapa waktu lalu belum dapat difungsikan maksimal, karena antara luas sawah dengan kapasitas mesin belum memadai, sehingga petani masih butuh irigasi tersier. Geuchiek Desa Cot Mee, Kutablang, Atailah membenarkan irigasi pompanisasi yang diadakan Pemkab pada 2010 lalu hingga kini belum berfungsi normal, sehingga 125 ha sawah yang digarap hanya 35 ha dapat dialiri. “Solusinya pemerintah harus membangun saluran tersier supaya sawah kami bisa digarap. Beberapa waktu lalu petani mengumpulkan dana dan akan gotong-royong membangun saluran tersier yang panjangnya 1.500 m, namun dananya belum cukup,” kata Atailah.(amh)

Pelantikan 40 Anggota PPK Pidie Jaya MEUREUDU (Waspada) : Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Pidie Jaya melantik 40 anggota Petugas Pemilihan Kecamatan (PPK) untuk Pilkada Gubernur/Wakil Gubernur Aceh, di Oproom Setdakab setempat, Rabu (15/6). Pelantikan 40 anggota PPK oleh Ketua KIP Pidie Jaya, Drs. Basri M. Sabi dipandu rohaniawan, Abd. Aziz, Lc (Kemennag Pidie Jaya) dan disaksikan Bupati Pidie Jaya, Drs. H. M. Gade Salam, mewakil Kapolres Pidie, Dan Dim Pidie, dan Kajari Sigli. Demikian disampaikan anggota KIP Pidie Jaya, Musman, SH kepada Waspada, Kamis (16/6). Menurut dia, pelantikan anggota PPK itu sekaligus dipadukan dengan rapat kerja (Raker) dan bimbingan teknis kepada anggota PPK yang baru dilantik. Menurut Musman, prosesi pelantikan, Raker, dan bimbingin teknis yang dilaksanakan itu tanpa menggunakan dana bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Aceh (APBA) yang hingga kini belum cair. Namun, KIP Pidie Jaya tetap memberanikan diri mengingat tahapan Pemilukada Aceh yang sudah memasuki pada pelantikan PPK. Dengan sudah dilantiknya anggota PPK yang masingmasing kecamatan ditempatkan 5 orang, diharapkan dapat menjalankan tugas sesuai aturan dan perundang-undangan yang berlaku, kata Musman. (b21)

Bakhtiar Husein Pimpin PMI Subulussalam SUBULUSSALAM (Waspada): Bakhtiar Husein dipastikan kembali memimpin Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Subulussalam untuk periode 2011-2016. Kepastian itu menyusul Musyawarah Kota (Muskot) PMI I Subulussalam, Kamis (16/6) di Grand Mitra Hotel, Subulussalam. Kepada Waspada usai terpilih, Bakhtiar yang juga anggota DPRK Subulussalam itu mengatakan, salah satu program kerjanya ke depan adalah membangun dan mengembangkan jaringan kerjasama dengan semua pihak serta penguatan manajemen SDM bagi para relawan. Muskot PMI I yang dibuka Plh. Sekda H Damhuri dihadiri sejumlah perwakilan DPRK, Muspida plus dan Kepala SKPK, Tantawi Ishak Wakil Ketua PMI Aceh dan sejumlah undangan. (b33)

80 Persen APBK Banda Aceh Terserap Belanja Pegawai BANDA ACEH (Waspada): Berdasarkan hasil analisa atas dokumen APBK tahun 2010 dan 2011 oleh LSM Flower Aceh, ditemukan perbandingan penggunaan ABPK Banda Aceh lebih besar digunakan untuk belanja pegawai daripada untuk peningkatan kesejahteraan masyarakat. Direktur LSM Flower Desy Setawati, Kamis (16/6) kepada wartawan mengatakan, APBK tahun 2010 untuk total belanja dialokasikan sebesar Rp,509 miliar lebih, dengan pembagian untuk belanja tidak langsung sebesar Rp,351 miliar dan belanja langsung Rp,158 miliar. Dari total dana yang dibelanjakan khusus untuk alokasi anggaran pemberdayaan masyarakat, secara keseluruhan hanya sebesar Rp,1 miliar lebih atau sebesar 1,2 persen dari total belanja publik (belanja langsung) dalam APBK Banda Aceh. Sedangkan belanja pegawai (belanja tidak langsung), pemerintah Kota menghabiskan anggaran sebesar Rp, 351 miliar atau sebesar 80 persen dari total jumlah APBK 2010 dan 2011. Desy menyebutkan, jumlah anggaran 2011 total APBK yang disumbangkan secara langsung untuk kebutuhan pemberdayaan ekonomi dan peningkatan kesejahteraan masyarakat naik sebesar Rp, 2 miliar lebih atau sebesar 1,5 persen dari APBK 2010. Sementara itu Koordinator GeRAK Aceh Askhalani mengatakan, banyaknya anggaran APBK yang terkuras untuk belanja pegawai karena di Banda Aceh jumlah pegawai sangat banyak, terutama pegawai pindahan dari daerah. Sehingga APBK Banda Aceh terserap hanya untuk belanja tidak langsung seperti membayar gaji pegawai. Selain itu katanya, lebih banyak terserap untuk dana perjalanan dinas anggota DPRK. (gto)

Perkemahan Saka Bahari TNI AL KOTA LHOKSEUMAWE (Waspada): Sebanyak 162 peserta ikuti perkemahan Saka Bahari Family Camp di Bumi Perkemahan Komplek Perumahan TNI AL Pulo Rungkom, Kec, Dewantara, Kab. Aceh Utara. Kegiatan ini digelar selama empat hari, Kamis-Minggu (16-19/6). Ke 162 peserta merupakan kontingen Saka Bahari Binaan masing-masing Posal dan Posal Satrad di jajaran Lanal Lhokseumawe yakni Posal Peudada Kab. Bireuen, Posal Satrad Krueng Geukueh Kab. Aceh Utara, Posal Satrad Idi Rayeuk Kab. Aceh Timur, Posal Langsa, Pos Marinir Rancong, SMA N 2 Lhokseumawe, SMA N 1 Nisam Antara, SMA 2 Nisam, SMK N 1 Nisam dan MAN Dewantara. Komandan Lanal Lhokseumawe Letkol Laut (P) Jefri Hermawan, memberikan gambaran bahwa kegiatan Perkemahan Saka Bahari Family Camp bertujuan menumbuhkan rasa persaudaraan sesama Pramuka pada umumnya dan Saka Bahari pada khusunya. Dan diharapkan setelah selesainya acara ini para peserta dapat memiliki tambahan pengetahuan, pengalaman, ketrampilan, serta rasa cinta tanah air khususnya di bidang kebaharian. Dalam kegiatan Perkajusami ini nantinya para peserta akan diajarkan berbagai macam kegiatan yaitu Pionering, pengenalan Satuan Karya Pramuka Bahari, Praktek Alat Sea Survival, Pengenalan Alat Selam Praktek Montinering, Renang, Dayung, Bhakti Masyarakat, Out Bond dan Pentas Seni. (cmun)

Waspada/Maimun Asnawi

DANLANAL Lhokseumawe Letkol Laut (P) Jefri Hermawan, Jum’at (17/6) usai upacara melakukan penyematan tanda peserta kepada dua perwakilan.

Sepekan Menanti, Pasien JKA Belum Dapat Kepastian Operasi Waspada/Muhammad Zairin

GM PT PLN (Persero) Wilayah Aceh bersama karyawan membubuhkan tanda tangannya untuk berkomitmen melayani pelanggan dengan senyum dan sapa serta tanpa suap, Jumat (17/6) di Aceh Besar.

Memasuki Musim Tanam, Pupuk Urea Langka Di Kab. Aceh Utara LHOKSEUMAWE (Waspada): Menjelang musim tanam, petani sawah dari sejumlah kecamatan di Kab. Aceh Utara mengeluhkanlangkanya pupuk Urea bersubsidi. Sejak sebulan terakhir stok pupuk habis di kabupaten penghasil pupuk Urea ini. Pantauan Waspada, Senin (20/6), pupuk Urea bersubsidi kosong di beberapa kecamatan di Aceh Utara. Di antaranya Kec.

Sawang, Muara Batu, Dewantara, Banda Baro, Nisam dan Nisam Antara. Menurut keterangan petani, kelangkaan pupuk terjadi sekitar sebulan terakhir. Padahal petani saat ini sangat membutuhkan pupuk karena memasuki musim tanam. Beberapa pemilik kios penyalur resmi kepada wartawan menjelaskan, stok pupuk kosong karena tidak disalurkan dari distributor. “Setelah jatah bulan lalu masing-masing kios mendapat empat ton, untuk jatah bulan ini belum masuk,” lapor H. Najinur, di Nisam. Dia sangat mengharapkan

PT. Pupuk Iskandar Muda (PIM) segera memasok pupuk ke Nisam untuk menghindari kelangkaan lebih lama. “Petani sangat butuh pupuk sementara pupuk kosong di kios-kios pengencer,” tambahnya. H. Najinur dan beberapa pemilik kios lainnya mengaku akan mengirim surat ke Menajemen PT PIM. Mereka mengharapkan distribusi pupuk ke kawasan pedalaman ini ditujau kembali. “Sudah sangat sering terjadi kelangkaan pupuk di Nisam, kami akan buat surat ke PIM,” aku Najinur. Keluhan senada diungkap-

kan Martini, pemilik kios di Kec. Sawang. Menurutnya pupuk di Sawang sudah sebulan lebih tidak masuk. “Kami di Sawang jugamendesakPTPIMmemasok pupuk ke Sawang,” harapnya. Faisal dan Jamali, pemilik kios di Kec. Muara Batu bahkan mengatakan, semua petani di wilayah Kec. Muara Batu menjerit karena pupuk kosong. Sementara Sekretaris Perusahaan (Sekper) PT PIM, Sakban Daud yang dihubungi terkait kelangkaan pupuk di beberapa kecamatan di Aceh Utara, mengaku masih akan melakukan pengecekan ke lapangan.(b17)

Kapolres Aceh Timur

Pemilukada Diprediksi Aman PEUREULAK, Aceh Timur (Waspada): Jajaran kepolisian memprediksi Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Aceh—khususnya di Aceh Timur—diprediksi aman. Meski demikian pihaknya tetap siaga penuh selama masih dalam tahapan pesta demokrasi itu. “Pemilukada di Aceh kita prediksi aman. Tapi kedamaian mustahil terwujud tanpa dukungan semua pihak termasuk masyarakat sipil dalam menjaga ketentraman di Aceh, khususnya di Aceh Timur,” ujar Kapolres AKBP Drs Ridwan Usman disela-sela Bakti Sosial di Masjid Baitul Qadim Paya Meuligoe, Kec. Peureulak Kota, Senin (20/6). Ridwan Usman mengatakan, kondisi Aceh Timur yang wilayahnya terluas dari kabupetan/kota lain di Aceh hingga kini masih menunjukkan aman. Kendati demikian, dalam memantau kondisi tersebut pihaknya terus membaca peta dan suhu politik di wilayah hukumnya. Saat disinggung apakah ada wilayah yang rawan pelanggaran? Ridwan Usman tidak menafikan. “Ya, kita tetap pantau wilayah-wilayah tertentu yang rawan, baik menjelang maupun saat atau pun setelah Pemilukada,” sebutnya seraya mengatakan, pihaknya jauh hari

sebelum tahapan Pilkada dimulai telah memantau secara keseluruhan. Kapolres menambahkan, meski aparat kepolisian akan mengerahkan 2/3 personel dalam Pilkada 2011, namun masyarakat diminta untuk terus

memelihara kedamaian dan keamanan, sehingga Pemilukada Aceh menjadi contoh Pemilu di Indonesia dan di dunia Internasional. “Berpikirlah yang positif, sehingga Aceh Timur melahirkan pemimpin yang positif serta memiliki potensi

dalam pembangunan,” ujarnya. Dalam gotong-royong tersebut Kapolres menyumbang 50 sak semen dan Muspika Peureulak mengumpulkan 40 sak semen serta sejumlah tokoh masyarakat menyumbang 75 sak semen.(cmad)

31 Utusan Agara Ikut Penas KTNA Di Tenggarong KUTACANE (Waspada): Sebanyak 31 personil dari jajaran Pemkab dan Legislatif Aceh Tenggara berangkat mengikuti pembangunan nasional XIII Kontak Tani Nelayan Andalan (Penas KTNA), yang dijadwalkan berlangsung di Tenggarong, Kukar, Kalimantan Timur. Panitia Pengarah Penas Agara, Jarwansyah.SPd,MAP.MM kepada Waspada di ruang kerjanya, Jumat (17/6) Penas XIII di Tenggarong Kutai Kartanegara (Kukar) berlangsung 18 sampai 23 Juni. Sedangkan utusan dari Agara yang ikut Penas tersebut diantaranya, Bupati H.Hasanuddin.B, Ketua DPRK HM.Salim Fakhri. SE.MM, Asisten II Setdakab Ir.Muslim, Kadis Pertanian Jarudin Mamas.SP, Kadishutbun Ir.Ishak Bukhari, Kadis Perikanan Ir.Khalidah, Kadis Nakeswan Ir.Muhammad Sragafa.MPd, Kepala Bappeluh Ir.Fakhri dan Sakaruddin serta Zakiruddin mewakili petani Agara. Selain mengikuti Rakernas dengan Menteri Pertanian RI dan pertemuan dengan kelompok kontak tani dan nelayan seluruh Indonesia, papar Jarwan, utusan atau delegasi Agara di Pembangunan Nasional XIII KTNA juga, akan mengikuti pameran pembangunan di Stand Aceh. Adapun yang dipamerkan delegasi Agara pada Penas tersebut diantaranya produk andalan seperti, hasil komoditi kakao, karet, jagung, hasil perikanan seperti ikan mas, padi , gula aren, topi adat, tikar dan beberapa produk andalan Aceh Tenggara lainnya. (b27)

Visit Banda Aceh Hanya Untungkan Pengusaha

Waspada/Muhammad H. Ishak

PERSONEL polisi bersama masyarakat bergotong-royong membersihkan halaman Masjid Baitul Qadim Paya Meuligoe, Kec. Peureulak, Aceh Timur, Senin (20/6).

Penipu Berkedok Pembeli Barang Dan Pinjam Uang Dihajar Massa PEUSANGAN (Waspada): Seorang pria yang diduga kuat menjalankan profesi sebagai penipu dengan cara berkedok membeli barang lalu meminjam uang kepada pedagang nyaris mati konyol dihajar massa, usai beraksi di Pasar Matang Geulumpangdua, Peusangan, Bireuen, Senin (20/6). Untung saat itu datang polisi melerai massa yang emosi dan terpaksa melepaskan tembakan peringatan ke udara saat mengamankan tersangka. Pria itu diketahui bernama T Muhammad bin Ibrahim, 44, warga Desa Pulo Masjid, Kec. Tangse, Pidie. Keterangan yang dihimpun, dia diamuk massa setelah mendatangi Kamal Fauzi, 25, pedagang ayam potong asal Desa Pulo Balang, Jangka di Pasar Peusangan. Dia memesan 20 ekor ayam, 10 ekor jenis Broiler dan 10 ekor Ras sekaligus meminta ayam pesanannya dipotong-potong.

LANGSA (Waspada): Indrawati, warga Alue Seuntang Kec. Birem Bayeun, Kab. Aceh Timur kecewa kepada pihak Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Langsa, karena hingga Kamis (16/ 6) tidak ada kepastian kapan dioperasi, padahal sudah sepekan menanti. Adi, 38, suami pasien tersebut kepada wartawan mengemukakan, istrinya menderita penyakit usus buntu masuk rumah sakit sejak, Kamis (9/6) lalu, namun hingga saat ini pihak rumah sakit belum melakukan operasi, padahal, kondisi istrinya sangat memprihatinkan. “Jika dilihat secara kasat mata memang terlihat sehat, ini dikarenakan pihak rumah sakit terus memberikan obat dan suntikan yang kemungkinan untuk menahan rasa sakit sementara,” ujarnya. Sebelum dibawa ke rumah sakit, untuk berjalan saja istrinya tidak bisa. Dijelaskan, berdasarkan keterangan salah seorang dokter bedah yang memeriksa istrinya, belum dioperasi karena dokter itu masih banyak melakukan operasi pasien lain,” InsyaAllah hari Selasa (21/6) baru dioperasi, karena saat ini masih banyak pasien yang harus dioperasi,” sebut Adi menirukan ucapan dokter bedah itu. Sementara Direktur RSUD Langsa, Azhari ketika dihubungi wartawan melalui telepon selularnya, tidak diangkat dan saat di SMS juga tidak dibalas.(b22)

Setelah itu, tersangka berlagak sibuk berbicara dengan seseorang lewat HP, membicarakan masalah harga ayam. Kemudian dia minta pinjam uang Rp150.000 kepada Kamal Fauzi dengan alasan hendak membeli kebutuhan lain seperti buah labu, namun uangnya sedang dibawa temannya. Kamal Fauzi mengatakan tidak ada uang karena masih pagi, sekaligus mencium gelagat tak beres. Tapi dia tetap memotong ayam pesanan tersangka. Setelah Kamal Fauzi menolak memberi pinjam, tersangka pergi naik beca arah ke pasar Peusangan. Setelah ditunggu sekian lama tidak kembali mengambil pesanannya, Kamal Fauzi mencari pelaku dengan sepedamotor, sementara tersangka sudah naik bus arah Lhokseumawe. Saat itulah Kamal Fauzi menanyakan hendak ke mana dan kenapa pesanannya tidak diambil. Tersangka mengatakan

mari kita selesaikan baik-baik, sambil turun dari bus. Namun tiba-tiba tersangka berusaha kabur, saat itulah Kamal menjerit maling. Warga langsung menangkap tersangka lalu menghajarnya. Akhirnya anggota Polsek Peusangan yang tiba di lokasi berusaha membubarkan massa dengan melepaskan tembakan

ke udara. Kapolres Bireuen, AKBP HR Dadik Junaidi, melalui Ipda M. Husen Hamid kepada Waspada, Senin (20/6) mengatakan, pihaknya sudah mengamankan tersangka. Husaini mengimbau pedagang yang pernah menjadi korban, segera melaporkan. “Pelaku sudah kita amankan,” katanya.(amh)

Maling Gasak Toko Pakaian BIREUEN (Waspada): Toko pakaian jadi ‘Mitra Sari’ di Jalan Tgk Abdurrahman Matangglumpang Dua, Senin (20/6) dinihari digasak maling. Dalam aksi itu pencuri memboyong sejumlah barang dagangan mencapai puluhan juta rupiah. Pemilik toko Mahdi Noersa M. Nur menuturkan, maling masuk ke tokonya setelah membongkar paksa kunci pintu depan. “Saat saya datang tadi pagi, pintu toko sudah tidak tergembok,” terangnya. Dia menyebutkan, sejumlah barang yang digasak maling yakni celana merk Lea, Levis, Wrangler, dan Lois, dan sejumlah baju. “Baru kemarin barang masuk. Ada kerugian di atas delapan puluh juta,” keluh Mahdi. Mahdi menduga, maling mengangkut barang dagangannya dengan mobil. “Mereka mengangkut dengan mobil, ini masih ada bekas ban mobil,” terang Mahdi.(cb03)

BANDA ACEH (Waspada): Program Visit Banda Aceh Tahun 2011 menghabiskan anggaran APBK 2011 sebesar Rp,9.849.219.075 miliar. Namun, program tersebut menurut analisis GeRAK Aceh lebih menguntungkan pihak Even Organizer (EO) dan pengusaha. Kordinator Gerakan Anti-korupsi (GeRAK) Aceh, Askalani mengatakan, Jumat (17/6) mengatakan, Pemerintah Kota Banda Aceh pada 2011 ini telah menganggarkan dana sebesar Rp 14 miliar, kepada Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Banda Aceh, untuk pelaksanaan Visit Banda Aceh Year 2011. Dari total anggaran untuk Dinas Pariwisata Kota Banda Aceh sebesar Rp,14 miliar, untuk program Visit sebesar Rp9,8 miliar, Sedangkan selebihnya digunakan untuk belanja pegawai dan rutin lainnya sebesar Rp4.9 miliar. Rincian dari anggaran Rp,9,8 miliar, digunakan untuk biaya perjalanan dinas luar daerah sebesar Rp,241 juta, belanja sewa tenda Rp,170 juta, sewa kamar untuk tamu Pemda Rp,60 juta, belanja sewa sound system Rp150 juta, belanja propaganda dan dokumentasi Rp 2 miliar, pengembangan destinasi pariwisata Rp,664 juta, promosi seni budaya dan pariwisata kota Banda Aceh Rp,1 miliar dan yang lebih besar lagi anggaran untuk belanja jasa event organizer yang mencapai Rp,5 miliar. Seharusnya tujuan pelaksanaan kegiatan visit Banda Aceh 2011 ini, untuk meningkatkan taraf ekonomi bagi masyarakat dan menekan anggka kemiskinan di Kota Banda Banda Aceh. “Namun pelaksanaan itu malah untuk menguntungkan pengusaha yaitu EO,”terang Askalani. Menurutnya, Pemko Banda Aceh salah menempatkan anggaran sebesar itu khusus untuk pelaksanaan Visit Banda Aceh, karena pelaksanaan visit ini terkesan dipaksakan, tanpa ada pertimbangan sebelumnya. (gto)

Kadishub Tak Tahu Bandara Malikussaleh Jadi Arena Balap ACEH UTARA, ( Waspada) : Bandar udara (Bandara) Malikussaleh Lhokseumawe – Aceh Utara, sudah positif menjadi arena balapan (road racer), Minggu. “Ada pihak yang memberi tahu saya, bahwa Minggu (19/6) ada aktivitas balapan motor/ sircuit berhadiah,” kata kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) Aceh Utara, Fadli menjawab pertanyaan Waspada di Lhokseumawe, Jumat (17/6). Ia mengatakan, pihaknya tidak mampu melarang, karena status bandara ini masih dalam proses hibah antara Pertamina/PT Arun, ke Pemkab Aceh Utara, kendati Kadishub setempat mengakui, aktivitas balapan di bandara bukan pada tempatnya. Sumber lain menyebutkan, balapan di bandara Malikussaleh Lhokseumawe, atau bandara manapun termasuk katagori pelanggaran Undang-undang No.1/2009 yang mengatur tentang keselamatan dan keamanan bandara, sebagaimana disebutkan dalam UU tersebut pada pasal 1, fungsi bandara hanya untuk aktivitas pesawat. “Jika rencana penyelenggaraan even balapan benar di Bandara Malikussaleh Lhokseumawe-Aceh Utara, ini merupakan pertamakali di dunia dan bisa menghebohkan,” kata sumber Waspada di Direktorat Jenderal Perhubungan Udara, Jakarta, via telepon selular. Statemen tersebut dibenarkan Kadishub Aceh Utara. Balapan di run way atau apron (tempat parkir pesawat udara), sangat berpotensi negatif bagi keamanan dan keselamatan penggunaan lapangan udara.“Terutama bagi keamanan naik turunnya pesawat,” ujarnya. (b10)


Aceh

WASPADA Selasa 21 Juni 2011

B11 23 Ormas Gabung MNC Aceh Utara

Pembuang Bayi Diburu BIREUEN (Waspada): Jajaran Polres tidak membiarkan pembuang bayi yang temukan warga tak bernyawa lagi di saluran sawah kawasan Desa Reuleut, Kota Juang, Bireuen bebas berkeliaran. Makanya terus diburu hingga tertangkap untuk mempertanggungjawabkan perbuatan dhalimnya. Kapolres Bireuen melalui Kasat Reskrim Iptu Novi Edyanto, Minggu (19/6) mengatakan, pihaknya terus mencari pelaku. Sebagaimana diketahui, warga Desa Reuleut dihebohkan dengan temuan jasad bayi perempuan tanpa sehelai benang dalam kondisi memprihatinkan, di kawasan jalan irigasi Dusun Imum Basyah, Desa Reuleut, Kota Juang, Bireuen, Sabtu (18/6) pagi. Bayi malang itu dievakuasi ke RSUD dr Fauziah. Menurut Novi, bayi perempuan itu telah meninggal dunia di saluran sawah.“Pembuang bayi ini dapat diancam KUHPidana pasal 338 soal pembunuhan berencana dengan ancaman hu-kuman 15 tahun,” tegas Kasat Reskrim Iptu Novi Edyanto.(amh)

Ratusan Warga Berobat Massal REDELONG (Waspada): Ratusan warga dari empat kecamatan di Kab. Bener Meriah mengikuti pengobatan gratis dipusatkan di gedung SDN 2 Lampahan, Kec. Timang Gajah, Bener Meriah, Sabtu (18/6). Pengobatan gratis masyarakat empat kecamatan itu, rangkaian kegiatan bakti sosial Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Bener Meriah, bekerjasama dengan jajaran Pemkab. Untuk mendukung kegiatan ini, diterjunkan 32 dokter dan sejumlah paramedis. Pelayanan kesehatan itu seperti pemeriksaan penyakit dalam, kandungan, umum, khitan massal serta pelayanan keluarga berencana (KB). “Dari 32 dokter yang diterjunkan ada dua dokter spesialis penyakit dalam dan kandungan,” kata Ketua IDI Bener Meriah, dr Arwin Munawariko SpOG didampingi Sekretaris IDI dr Susan, Sabtu (18/6). Tujuan kegiatan ini sekaligus memperkenalkan kepada masyarakat tentang keberadaan IDI di daerah itu. Karena, sebut dr Arwin Munawariko, IDI di Kab. Bener Meriah baru dilantik April 2011 setelah berpisah dengan IDI Kab. Aceh Tengah. “Kegiatan ini corong untuk sosialisasi kepada masyarakat Bener Meriah, didukung sejumlah unsur pemerintah kabupaten dan Muspika Timang Gajah,” katanya.(cb04/cir)

Pemerintah Diminta Atasi Harga Beras BIREUEN (Waspada): Kendati stok beras di pedagang masih cukup, namun harga beras di pasar tradisionil Bireuen setiap minggu terus melonjak drastis. Melonjaknya harga beras terkesan sudah menjadi tradisi setiap memasuki musim paceklik. Hajidin, pedagang pasar tradisionil Pasar Sabtu Bireuen, Minggu (19/6) membenarkan, harga beras setiap minggu terus melonjak lantaran pasokan beras dari kilang padi terus naik. “Kami hanya mengambil untung tipis dan terpaksa menjual harga beras mengikuti kenaikan yang ditetapkan pihak kilang,” katanya. Menurut Hajidin, harga beras lokal kualitas nomor satu cap panah pekan sebelumnya Rp118.000 per sak (ukuran) 15 kg naik menjadi Rp120.000, beras kualitas nomor dua Rp110.000 per sak menjadi Rp115.000 dan beras kualitas nomor tiga (beras raskin) Rp90.000 per sak (ukuran 15 kg) dijual Rp11.000 per bambu. Masyarakat sangat berharap pemerintah turun tangan mengatasi harga beras yang terus melonjak, dengan melakukan operasi pasar.(b16)

Dana Rutin Kantor Camat Macet KUTACANE (Waspada ) : Kendati telah memasuki medio tahun 2011, realisasi pengucuran dana rutin triwulan kedua yang sangat dibutuhkan kantor Camat Se- Aceh Tenggara masih macet. Akibatnya, beberapa program di kantor kecamatan yang telah diagendakan sulit dilaksanakan, menyusul belum jelasnya pembayaran rutin triwulan kedua oleh pihak Dinas Keuangan Agara. Demikian hasil dengar pendapat yang digelar komisi A DPRK bersama seluruh Camat dalam wilayah Aceh Tenggara (Agara), yang disampaikan Ketua Komisi A DPRK, Erda Rina Pelis.SP.MSi, kepada Waspada, Jumat (17/6). Dikatakan Erda, mandeg dan macetnya realisasi pembayaran rutin triwulan kedua khusus untuk bulan April, Mei dan Juni tersebut, jelas membuat para camat mengeluh dan merasa kebingungan dan terpaksa mengurut dada. Seharusnya, diawal April ini, dana rutin yang sangat dibutuhkan 16 camat di Agara sudah terealisasi mengingat semakin berat dan semakin banyaknya tugas camat yang harus diselesaikan, terutama untuk memberikan pelayanan yang maksimal kepada masyarakat. “Pembayaran rutin triwulan kedua ini, agar segera direalisasikan , karena camat merupakan pihak terdepan yang memberikan pelayanan terhadap amsyarakat, namun jika untuk biaya beli kertas pun tak ada lagi, bagaimana camat bisa memberikan pelayananan maksimal pada masyarakat,demikian juga rutin kantor Kesbanglinpol,” ujar Erda. (b27)

BPS Data Populasi Sapi Dan Kerbau LHOKSUKON, Aceh Utara (Waspada): Dalam rangka mendukung program swasembada daging nasional tahun 2014, Badan Pusat Statistik Aceh Utara mendata populasi sapi dan kerbau di kabupaten itu. Pendataan ini melibatkan 723 petugas, 2 sampai 30 Juni 2011. “723 petugas itu termasuk pencacah lapangan dan pengawas. Mareka kita sebar untuk 27 kecamatan yang ada di Aceh Utara. Sejauh ini, persentase perampungan data sudah mencapai 60 persen,” kata Kepala BPS Aceh Utara, Husnul Khalik, kepada wartawan di Lhoksukon, Jumat (17/6). Husnul menambahkan, guna menghasilkan data akurat, pihaknya juga melakukan koordinasi sekaligus kerjasama dengan sejumlah badan serta instansi terkait lainnya, termasuk Dinas Pertanian dan Peternakan Aceh Utara. “Data sementara, kita belum menemukan adanya usaha sapi perah di Aceh Utara. Rata-rata sapi potong,” tandasnya. (cmus)

Penerbangan Di Bandara SIM Banda Aceh Tiba (flight, asal, waktu) Garuda Indonesia

Berangkat (flight, tujuan, waktu)

GA 146 Jakarta/Medan

15:45

GA 147 Medan/Jakarta

16:20

Y6 537 Medan

19:15

Y6 538 Medan

07:30

JT 304 Jakarta JT 396 Jakarta/Medan

11:35 20:00

JT 397 Medan/Jakarta JT 307 Jakarta

06:40 12:15

SJ 010 Jakarta/Medan

12:55

SJ 011 Medan/Jakarta

13:25

AK 305 Kuala Lumpur *

12:20

AK 306 Kuala Lumpur*

12:45

FY 3401 Penang **

14:10

FY3400 Penang **

14:30

Batavia Air Lion Air

Sriwijaya Air Air Asia Fire Fly

* Setiap Senin, Rabu , Jumat dan Minggu. ** Setiap Selasa, Kamis dan Minggu.

Waspada / H. Rusli Ismail

MASUK JURANG : Warga melihat satu truk interkuler bernomor polisi BK 9496 BN yang membawa kontainer berisi penuh pupuk kompos melaju dari arah Medan tujuan Banda Aceh terjun ke jurang dan sungai di kawasan Jalan lintas Sumatera (Jalinsum) Banda Aceh-Medan, di Km 42-43, persis di pengkolan patah penurunan terakhir Seulawah, lewat Pasar Hewan Seulimuem, Kec. Seulimeuem, Kabupaten Aceh Besar. Sopir truk yang tewas baru berhasil dievakuasi 26 jam kemudian, setelah bagian depan truk dipotong dan mayat sopir yang terjepit diangkat. Foto direkam, Senin (20/6). Menurut keterangan warga setempat posisi truk hingga, Senin (20/6) masih seperti posisi semula saat peristiwa itu terjadi, Kamis (16/6) menjelang malam. Kecuali bagian depan truk sudah diangkat ke darat.

Krueng Tiro Makin Mengganas, 3 Surau Nyaris Amblas Ke Sungai KEMBANG TANJONG, PIDIE (Waspada) : Akibat kondisi Krueng (Sungai) Tiro yang terus menerus mengganas dan menimbulkan erosi kian memanjang dan melebar, sedikitnya ada tiga unit sarana rumah ibadah surau (meunasah-red) dalam kondisi sangat terancam dan nyaris amblas ke sungai, di Kec. Kembang Tanjong, Kab. Pidie.

Posisi ketiga unit sarana ibadah umat Islam berada tidak jauh dari bibir sungai, akibat pengikisan yang terus terjadi di sepanjang Daerah Aliran Sungai (DAS) Krueng Tiro sejak dua tahun terakhir. Adapun ketiga unit meunasah yang dilaporkan nyaris amblas ke sungai itu adalah Meunasah Gampong Kupula, Meunasah Jareng, dan Meunasah Baba Jurong, ketiganya terletak di Kec. Kem-

bang Tanjong. Beberapa tokoh masyarakat setempat kepada Waspada di Pasar Kembang Tanjong, Senin (20/6) mengatakan, sebenarnya keganasan Krueng Tiro itu sudah lama terjadi, namun puncaknya dalam setahun terakhir ini. Kini tingkat keganasannya sudah sangat mengkhawatirkan, bahkan sangat membahayakan perkampungan penduduk,” sebut M. Diah, tokoh masyarakat setempat. Dia menyebutkan, tingkat keganasan yang sangat membahayakan bakal menimpa Gampong Kupula, Jareng, Babah Jurong, Meunasah baro, Gampong Puuk, Dayah Muara, Tanjong, Dayah Blang, Meunasah Sukon, Meunasah Ara, Krueng Dhoe, Jurong Masjid, dan Gampong Cebrek. “Kondisi sekarang hanya beberapa meter lagi sisa lahan yang tinggal sebagai penahan bangunan sarana ibadah di tiga desa tersebut. Jika tidak segera ditanggulangi dengan cara merehab tebing sungai, maka dikhawatirkan satu atau tiga kali lagi

banjir dating, ketiga unit bangunan surau (meunasah) itu akan betul-betul amblas,” katanya. Menyangkut kondisi tersebut, semasa Camat Kembang Tanjong masih dijabat Drs. Jailani TA, beliau pernah melaporkan persoalanyang dihadapi masyarakat itu kepada Panitia Khusus (Pansus) VI DPRK Pidie yang turun ke kecamatan itu beberapa waktu lalu. Selain juga sudah berulang kali dilaporkan kepada instansi terkait dan pemerintah atasannya. Camat Kembang Tanjong, yang sekarang ini dijabat Jufrizal, S. Sos kepada Waspada juga mengakui menyangkut kondisi beberapa desa yang bangunan meunasahnya terancam ambruk ke sungai Tiro. Diakui memang, kata Camat Jufri, kondisi tebing di sepanjang DAS Tiro sekarang ini sangat rawan bahaya longsor. “Dan kondisi ini tidak hanya terjadi di Kec. Kembang Tanjong, tapi juga di daerah kecamatan lainnya yang dilalui aliran Krueng Tiro,” cetus Jufrizal.(b21)

Pelanggan Telkom Protes Pembebanan Admin Bank BIREUEN (Waspada): Belasan pelanggan PT Telkom Bireuen memprotes keras pembebanan biaya Admin Bank/ Loket Rp1.500 tertera di kwitansi kepada setiap pelanggan saat membayar rekening telepon di kantor PT Telkom Bireuen, Senin (20/6). Para pelanggan banyak yang tidak mengetahui terhadap pembebanan itu. Anehnya ketika Rosdiana, salah seorang pelanggan menanyakan kepada petugas loket PT Telkom, petugas bahkan mengaku tidak tahu soal pembebanan biaya Admin Bank Rp1.500, tak jelas untuk bank mana? Rosdiana kepada petugas mengatakan, kami pelanggan membayar rekening telepon di PT Telkom bukan di bank, kenapa harus ada pembebanan biaya admin bank kepada pelanggan. Kalau Telkom membuka rekening bank biaya admin bank itu beban PT Telkom, jangan dibebankan kepada pelanggan. Konon lagi pihak PT Telkom tidak menempelkan pengumuman di kantor Telkom terhadap adanya pembebanan biaya admin bank kepada pelanggan. Jangan hanya main beban sesuka hati mencari keuntungan tapi merugikan pelanggan. Uang itu memang tidak banyak tetapi kalau dikalikan ratusan ribu pelanggan di Kab. Bireuen, PT Telkom meraup keuntungan miliaran rupiah setiap bulan.

Tidak hanya Rosdiana, belasan pelanggan lainnya setelah mengetahui hal itu juga menyatakan keberatan. Menurut Rosdiana, ada dua perusahaan negara yang membebankan biada admin bank yakni PT PLN Ranting Bireuen, biaya admin bank Rp1.600, dengan mengeluarkan kwitansi berlabel BNI dan PT Telkom Rp1.500 kwitansi Telkom. Kedua perusahaan membuka loket online untuk meningkatkan kelancaran pembayaran rekening, tapi anehnya biaya petugas loket penerima pembayaran

rekening dibebankan kepada pelanggan. “Yang buka loket online dan rekening bank itu PT PLN dan PT Telkom bukan pelanggan, biaya admin bank harus jadi beban PT PLN dam PT Telkom,” ujar Rosdiana, kesal. Tapi pihak pimpinan Bank BNI Bireuen yang dikonfirmasiWaspada belum ada suatu kerjasama dengan PT PLN untuk buka rekening online di BNI. Kwitansi berlabel BNI hanya mereka cetak sendiri bukan dikeluarkan BNI, ujarnya.(b16)

Satu Rumah Musnah Terbakar BIREUEN (Waspada): Rumah kontruksi kayu ukuran 9X7 meter milik Ilyas Arahman, 50, warga Desa Leubu Cot, Makmur, Bireuen, Senin (20/6) rata dengan tanah bersama seluruh isinya setelah diamuk si jago merah, pada saat pemiliknya pergi ke sawah. Tidak ada korban jiwa, sedangkan kerugian mencapai Rp60 juta lebih. Informasi yang diperoleh Waspada, Senin (20/6), sebelumnya tidak ada yang mengetahui rumah itu terbakar. Warga baru tahu setelah rumah itu dikepung asap menjulang ke udara. Api sangat cepat menjalar, warga yang berusaha membantu tidak mampu mengatasi, sehingga dalam waktu sekejap rumah bersama seluruh isinya antara lain barang berharga seperti emas, laptop, padi, surat-surat berharga hangus dan rata dengan tanah. Ketua PMI Ranting Makmur, Faisal M. Ali, S.Ag, kepada Waspada pasca musibah mengatakan, Camat Makmur, Drs Munir bersama anggota Koramil langsung turun ke lokasi membawa bantuan masa panik berupa beras dua karung, mi instan, minyak goreng, telor dan beberapa jenis barang kebutuhan rumah tangga lainnya. Pada kesempatan itu, kata Faisal, Camat berharap keluarga yang mengalami musibah supaya tabah dan sabar. “Kami juga telah melaporkan kejadian itu ke BPBD Bireuen,” kata Faisal.(amh)

SPBU Kehabisan Stok, Bensin Rp10.000 Per Liter BANDA ACEH (Waspada): Harga bahan bakar minyak (BBM) jenis bensin di sejumlah kecamatan di Kab. Aceh Singkil, dua hari terakhir dilaporkan mencapai Rp8.000 hingga Rp10.000 per liter. Ini disebabkan SPBU di sana sering kehabisan stok membuat pengecer memanfaatkan situasi menaikkan harga. Informasi berkembang, sering terjadi sentral pengisian bahan bakar umum (SPBU) kehabisan stok minyak terutama bensin diduga ada permainan para pengelola menjual BBM kepada pengecer dalam skala besar pada malam hari, dan dijual kepada pengusaha alat berat di kabupaten setempat. “Penjualan minyak skala besar dari SPBU kepada para penimbun BBM baik jenis Solar maupun bensin diduga dilakukan pada malam hari”, sebut Lingga, warga Kec Gunung Meriah terkait seringnya terjadi kelangkaan BBM terutama bensin pada SPBU Kabupaten Aceh Singkil. Anehnya, disaat SPBU kehabisan stock para pengecer di berbagai tempat

terlihat sibuk mengeluarkan stok mereka dengan cara memindahkan ke jerigen berbagai takaran, mulai dari ukuran satu

LHOKSEUMAWE (Waspada): Sebanyak 23 organisasi masyarakat di Kabupaten Aceh Utara mendeklarasikan diri bergabung dengan Muhammad Nazar Center (MNC). Pemilihan ketua MNC dihari para anggota dari sejumlah ormas di Hotel Harun Quare Lhoksemawe, Kamis (16/6). Diantaranya dari Gerakan Rakyat Independen (GARI), BAPILU, PRIMA, dan GEMAR. Marzuki, S.Sos dalam pemilihan itu berhasil meraih 21 suara, sedangkan kandidat lainnya, Abdul Hadi 17 suara. Usai terpilih, Marzuki kepada sejumlah wartawan menjelaskan, MNC sebagai wadah untuk konsolidasi dan komunikasi antara organisasi yang mendukung Muhammad Nazar sebagai Gubernur Aceh pada Pilkada mendatang. Dia juga menjelaskan tentang kepastian Muhammad Nazar untuk ikut mencalonkan diri dalam Pilkada. Terkait dengan dukungan partai nasional, menurut dia, masih menunggu keputusan hasil penelitian yang dilakukan oleh sebuah lembaga survei. Di Bireuen Sementara, kepengurusan MNC di Kabupaten Bireuen juga sudah terbentuk lewat prosesi pemilihan Ketua Dewan Eksekutif MNC Kamis (16/6), di Hotel Purnama Raya, yang diikuti empat calon ketua, serta ratusan simpatisan dan peninjau. “Alhamdulillah, kawan-kawan mempercayakan saya sebagai ketua MNC,” ucap T. Johan Marzuki, ST, Jumat (17/6) di Matangglumpang Dua, Bireuen. Johan menyebutkan, dalam acara pemilihan ketua dimaksud, dia meraih suara 22 suara dari 42 orang yang berhak. Kemudian, Muhajir 12 suara, Syahrul 8 suara, dan Lela Anggriani, SE memperoleh 3 suara. Lebih lanjut dia menyebutkan, keberadaan MNC ini diharapkan ikut memberikan andil terhadap pelaksanaan Pilkada di Aceh yang damai, bermartabat, berkualitas, serta terpilihnya pemimpin yang mampu mensejahterakan rakyatnya. (b17/cb03)

Ribuan Hektar Sawah Di Bireuen Belum Miliki Irigasi Teknis BIREUEN (Waspada): Sekitar 2.000-an hektar sawah di Bireuen sekarang ini belum miliki irigasi teknis, sehingga para petani yang memiliki sawah itu masih mengandalkan air yang turun dari langit alias hujan. Bahkan sebagiannya disebut-sebut tidak bisa digarap lagi karena tidak cukup air untuk mengalirinya. Menurut data yang diperoleh Waspada 2.000 hektar sawah tadah hujan itu berada di sejumlah desa di Kecamatan Juli diantaranya di Desa Seuneubok Peuraden, Batee Raya, Payaru, dan Seunebok Gunci, di sejumlah desa di Kecamatan Peusangan Selatan diantaranya di Desa Uteun Raya, Mata Ie, dan sejumlah desa lainnya. Selain itu berada di Kecamatan Kutablang, Peusangan Siblah Krueng, dan Peudada. Anehnya sawah-sawah itu bukan semuanya berada di kawasan yang jauh dari sumber air, namun kebanyakan lokasinya dekat dengan saluran irigas maupun sungai. “Sekarang ini, banyak lahan sawah yang dimanfaatkan oleh petani untuk menanam tanaman jenis sayur-sayuran, namun hasil panen yang diperoleh jauh berbeda dengan hasil panen tanaman padi, karena harga berbagai jenis sayuran itu tidak menentu, bahkan banyak petani yang rugi,” kata Ismail, warga Kecamatan Peusangan Siblah Krueng. Menurutnya, para petani di kawasannnya sangat berharap kepada dinas terkait agar dapat membangun irigasi tehnis maupun pompanisasi. Supaya sawah-sawah mereka dapat digarap sempurna atau sebagaimana sawah di kawasan lain yang memiliki irigasi. Kepala Dinas Pertanian, Peternakan, Perkebunan, dan Kehutanan Bireuen, Azmi Abdullah, kepada wartawan Jumat (17/6), mengatakan pihaknya terus berusaha untuk membantu petani supaya sawah yang terlantar itu bisa dimanfaatkan secara sempurna. “Akan kita diupayakan dengan pompanisasi, namun hingga sekarang kondisi keuangan daerah belum memungkinkan untuk dibangun pompanisasi. Kiranya ke depan harapan para petani dapat kita wujudkan,” katanya. (amh)

Pemilih Masih Ragu-ragu BANDA ACEH (Waspada): Tekateki kenapa Partai Golkar Aceh ‘mengunci’ rapat-rapat nama kandidat calon gubernur terjawab. Langkah menyimpan rapat, itu dipengaruhi oleh hasil survei yang menunjukkan, pemilih di Aceh masih ragu-ragu. Ketua Bidang Pemenangan Pemilu Wilayah I Sumatera DPP Partai Golkar Andi Achmad Dara kepada wartawan di Banda Aceh, Jumat (17/ 6) mengatakan, dari hasil survei yang dilakukan partainya terhadap calon gubernur dan wakil gubernur Aceh ditemukan massa mengambang ratarata di atas 40-60 persen. “Survei kedua masih ditemukan massa mengambang atau tidak bersikap terhadap nama-nama calon gubernur/wakil gubernur Aceh yang kita usulkan yang mencapai di atas 50 persen,” kata Andi seusai mengadakan pertemuan dengan sejumlah kader partai dari sejumlah kabupaten dan kota di Aceh. Dia menjelaskan, karena masih adanya massa mengambang tersebut, Partai Golkar belum bisa mengumumkan nama-nama calon gubernur dan wakil gubernur yang akan diusung pada pemilihan kepala umum daerah (Pemilukada) Aceh 2011 itu. “Karenanya, kami akan melakukan survei ulang yang ketiga kali guna menentukan siapa calon yang tepat diusung Partai Golkar ke Pemilukada gubernur dan wakil gubernur Aceh,” sebut pria yang akrab disapa Aday ini. Ketua DPD Partai Golkar Aceh Drs H Sulaiman Abda, M.Si (foto) menyatakan optimistis calon yang akan diusung partainya akan mendapat dukungan besar dari masyarakat. “Kami mencari pemimpin yang benar-benar didukung dan berbuat untuk kepentingan masyarakat demi mendorong kemajuan pembangunan Aceh,” kata Sulaiman, yang juga Wakil Ketua DPRA ini. Sejauh ini sejumlah nama yang senter dibicarakan maju dalam Pemilukada Aceh, yaitu Irwandi Yusuf (Gubernur saat ini), Tarmizi Karim (mantan Bupati Aceh Utara), Darni Daud (Rektor Unsyiah), Muhammad Nazar (Wagub Aceh saat ini), dan Farhan A Hamid (Wakil Ketua MPR RI). Sedangkan untuk Wagub, baru tiga nama mencuat yakni Drs Sulaiman Abda, Anwar Ahmad, dan Drs Nasir Jamil (anggota DPR RI dari PKS). (b05)

Penghuni Rumah Bantuan Asing Di Aceh Utara Butuh Perhatian Pemda

liter hingga lima liter. Cara itu dilakukan untuk mempermudah transaksi penjualan minyak kepada konsumen.(b30)

Waspada/ tarmizi ripan

ANTRIAN pemilik kenderaan dan para pemilik kios pengecer BBM di SPBU Lipat Kajang malam hari. Foto direkam pekan ini.

SAMUDERA, Aceh Utara (Waspada): Ratusan warga Geulumpang, Kecamatan Samudera, Aceh Utara yang menempati rumah bantuan donatur asing, butuh perhatian pemerintah daerah setempat. 200 unit rumah yang dibangun Hongkong Red Cross, masih krisis air bersih dan berbagai permasalah sosial lainnya. Setelah rumah bantuan Palang Merah Hongkong ini ditempati, berbagai permasalah timbul. Di antaranya, tidak ada sarana air bersih dan muncul gejala sosial, seperti kasus perjudian dan pencurian. Geusyik (kepala desa) Gampong Geulumpang, Razali Daud kepada Waspada, Jumat (17/6) mengakui, kendati rumah bantuan telah diterima pertengahan Desember 2010 lalu, namun sampai sekarang belum memiliki air bersih. “Kita telah mengurus agar segera warga bisa mendapat air bersih dari PDAM Tirta Mon Pase (milik Pemkab Aceh Utara-red),” jelasnnya saat ditemui di komplek perumahasan saat pemasangan sambungan listrik program GRASSS dari PLN Cab.Lhokseumawe. Selain itu masalah sosial, perjudian dan aksi pencurian juga perlu mendapat perhatian Pemda setempat. Sehingga aparat desa setempat mengharapkan pengawasan pihak terkait agar masalah tersebut tidak meluas. Sementara itu kebutuhan listrik, sebelumnya sempat menimbulkan keresahan warga. “Namun sekarang telah ada jaringan ke komplek dan sudah ada sambungan ke rumah-rumah warga kami,” tambah Razali. Muspika Samudera bersama Manejer PLN Cabang Lhokseumawe ikut menyaksikan pemasangan sambungan rumah (SR) ke rumahrumah warga yang sebelumnya tidak ada alat penerang. Menurut Manejer PLN Cab.Lhokseumawe, Defiar Anis, sambungan ke rumah bantuan itu bagian dari program Gerakan Sehari Sejuta Sambungan (GRSSS). Sebanyak 8.294 pelanggan yang masuk daftar tunggu, telah mendapat aliran listrik.(b17)


Aceh

B12 Pasca Banjir Bandang Tiga Ahli Desain Tangse SIGLI (Waspada): Untuk membangun kembali Kec. Tangse, Kab. Pidie yang telah hancur akibat bencana banjir bandang, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mendatangkan tiga tim ahli untuk mendesain kembali kawasan pegunungan tersebut. Tiga pakar itu Dr Sugimim

Pranoto, M.Eng, Drs Tabrani, MM, dan Dr. Ir. H. Didik Eko Budi Santoso. “Mereka sudah datang keTangse awal Juni 2011,” kata Kepala Pelaksana Ba-dan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Pidie, Apriadi, S.Sos kepada Waspada, Senin (20/6). Kata dia, tiga tim ahli yang dikirim ke Tangse, Pidie oleh

BNPB Pusat, telah memantau ke beberapa titik lokasi eks bencana banjir bandang yang telah menewaskan 12 orang, dan menghancurkan 10 desa. Setelah melihat secara dekat kondisi alamTangse,selanjutnyatimakan melakukan perencanaan perancangan pembangunan kembali. Apriadi menyebutkan, dalam ekses banjir bandang tidak hanya menewaskan 12 warga, serta menghancurkan perkampungan

penduduk. Melain-kan hampir seluruh sarana dan prasana umum seperti jalan, jembatan serta saluran irigasi hancur. Selain itu areal persawahan dan perkebunan warga juga turut luluhlantak dihantam banjir bandang. Apriadi juga menyampaikan untuk merehab kembali Tangse, Pemkab Pidie sebelumnya telah mengusulkan dana rehab rekon Rp607 miliar. Sehingga arah pembangunan

Waspada/Muhammad Riza

KAPOLRES Pidie AKBP Dumadi, SSTmk dibantu tim medis melakukan donor darah di Gedung Parsena Mapolres, Senin (20/ 6). Kegiatan itu dalam rangkaian HUT Bhayangkara ke 65.

Penetapan Balon Bupati Singkil Dari Golkar Ditunda BANDA ACEH (Waspada): Penetapan pasangan bakal calon (Balon) Bupati dan Wakil Bupati (Wabup) Aceh Singkil periode 2012-2017 usungan Partai Golkar yang dijadwalkan Sabtu (18/ 6), ditunda hingga sepekan mendatang. Ketua DPD II Partai Golkar Aceh Singkil H. Makmursyah Putra, SH, MM yang coba dikonfirmasi, Senin (20/6) lewat telepon melalui ajudannya, menuturkan baru tiba di Jakarta usai menghadiri pembukaan Penas KTNA XIII di Tenggarong, Kaltim. “Nanti kalau sudah di Singkil, Bapak kasih keterangan,” jawab ajudannya. Makmur juga enggan menjawab pesan singkat sehari sebelumnya, tentang penundaan penetapan tersebut. Sebelumnya, Wakil ketua DPD II Golkar Putra Ariyanto membenarkan penundaan itu melalui rapat di DPD I Golkar Provinsi Aceh. “Penetapan pasangan Balon Bupati dan Wabup usungan Golkar ditunda hingga pekan depan,” sebut Putra yang juga Ketua DPRK lewat telpon. DPD II Golkar Aceh Singkil awal Juni 2011, mengirim nama H. Syapriadi, SH alias Oyon dan Dulmusrid sebagai Balon Bupati dan Wabup periode 2012-2017. Pengiriman nama kandidat Balon usungan Partai Golkar tersebut mendapat protes keras dari berbagai kalangan, terutama figur kandidat Wabup yang dinilai belum memiliki pengalaman dan kemampuan. “Golkar terkesan asal-asalan menempatkan figur Wabup,” kata F. Manik.(b30)

sepekan terakhir,” ujar Fredy, warga Desa Paya Bujok Seuleumak, Kota Langsa, kepada Waspada, Senin (20/6). Kata dia, keruhnya suplai air dari perusahaan PDAM ke rumah pelanggan seperti air susu, telah berjalan sejak seminggu belakang. “Air masuk tapi tidak dapat dimanfaatkan untuk kebutuhan sehari-hari, seperti memasak maupun mandi kecuali cuci piring,” tutur Ferdy. Dia mengatakan, jika keluarganya memanfaatkan air keruh seperti susu itu dikhawatirkan akan terserang penya-

kit gatal-gatal. “Makanya kami sekeluarga tidak menggunakan air tersebut dan mengangkut air sumur bor berjarak 50 meter untuk kebutuhan sehari-hari, ataupun menampung air hujan,” ujarnya. Di sisi lain, sambung Ferdy, air PDAM yang keruh tersebut terkadang sering macat. “Saat ini belum ada upaya dari intansi terkait maupun pemerintah daerah. Hidup kami selama ini sudah menderita dengan sulitnya air,” jelasnya seraya meminta, petugas PDAM segera memperbaiki kondisi tersebut.(cmad)

Alokasi Dana Pendidikan Belum Sentuh Pesantren

BIREUEN (Waspada): Anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI asal Aceh, Tgk. Abdurrahman BTM menyebutkan, 20 persen alokasi dana untuk sektor pendidikan dalam APBN maupun APBD belum menyentuh pendidikan di pondok pesantren. Demikian dikatakan Abdurrahman dalam arahannya saat berkunjung ke Pesantren Nurul Abidin di Desa Abeuk Budi Kec. Juli, Kab. Bireuen, Senin (20/6). Pada acara tersebut, anggota DPD RI ini menyumbang ba-

ngunan pondok penginapan untuk santri. Karenanya, DPD sedang memperjuangkan agar pemerintah dapat menetapkan 5 persen dari 20 persen alokasi untuk pendidikan supaya dipergunakan menunjang proses belajar mengajar di pondok pesantren. Menurut dia, alasan pemerintah tidak mengalokasikan dana untuk pondok pesantren karena tempat pengajian tersebut adalah lembaga non formal. “Tapi kita tidak menilai dari

formal atau tidak, yang pasti pondok pesantren telah berbuat untuk meningkatkan SDM, terutama bidang pendidikan Islam,” terang Abdurrahman. Sebelumnya, Pimpinan Pondok Pesantren Nurul Abidin, Tgk. Zul Hidayat dalam sambutannya menyebutkan, pesantren yang dipimpinnya masih sangat kekurangan berbagai fasilitas. Dia mengharapkan instansi terkait dapat memberi dukungan dana untuk berbagai kebutuhan tempat pengajian itu. (cb03)

Apa Motif Penembakan Bupati Bener Meriah? SEBELUM tim forensik dari Medan turun ke Bener Meriah, opini publik terbelah dua. Kejadian penembakan Bupati Bener Meriah ada yang menilai adalah rekayasa Tagore sebagai incumbent yang akan kembali merebut tahta BL 1 Y di lembah merapi ini. Namun bagi mereka yang meyakini itu bukan rekayasa, juga menganalisa motif kejadian.Apalagi setelah tim forensik mengidentifikasi senjata penembakan itu jenis laras panjang, sama dengan keterangan Tagore beberapa saat setelah kejadian. Bagi yang menyakini bukan rekayasa, menilai selama ini tokoh Golkar itu dikenal dekat dengan militer. Kedekatan Tagore dengan militer sudah dibangun cukup lama. Tagore saat-saat kritis meminta kekuatan militer membantu mengamankan wilayahnya. Menurut Tagore Abu Bakar Bintang, institusi militer adalah lembaga resmi negara yang berkewajiban mengamankan rakyatnya. Makanya paska kejadian mantan Ketua DPRK Bener Meriah ini minta penambahan pasukan keamanan. Apalagi dikaitkan dengan situasi Aceh yang masih beredar senjata illegal, perampokan dan penembakan kerap terjadi. Sikap Tagore yang militerisme ini, ada pihak yang tidak suka. Di lain sisi pejuang NKRI ini juga sudah ‘dekat’ dengan IrwandiYusuf yang sebelumnya merupakan lawan politiknya. Kini Tagore terang-terangan mendukung Irwandi Yusuf untuk maju kembali sebagai Gubernur Aceh. Tagore sengaja dibidik kare-

na pejuang provinsi Aceh Lueser Antara (ALA) ini masih memiliki power untuk mewujudkan pemekaran. Besar kemungkinan Irwandi akan membela ALA. Selain itu Tagore masih ‘kuat’ sebagai incumbent yang kembali berkompetisi. Demikian penilaian bagi yang meyakini ini bukan rekayasa. Catatan sejarah, anak Abu Bakar Bintang lainnya (Muchlis Gayo, SH), bersimbah darah ketika terjadi baku tembak antara polisi di Bireuen dengan penculik yang melarikan Muchlis dari Takengen. Muchlis diculik, saatnya abangnya Iwan Gayo sedang mengkondisikan kepala kampung di Aceh Tengah dan Bener Meriah, berunjukrasa ke pusat meminta pemekaran ALA. Medio Maret 2008 roda pemerintahan kampung di Aceh Tengah dan Bener Meriah lumpuh. Saat gelombang keberangkatan kepala kampung ke Jakarta inilah Muchlis Gayo diculik. Pimpinan Yayasan 1001 ini berhasil lolos meski bersimbah darah, ketika aparat kepolisian baku tembak dengan penculik di Bireuen. Walau tersangka ditangkap dan sudah divonis, motif penculikan Muchlis Gayo tidak jelas. Tiga tahun sesudah kejadian Muchlis Gayo, giliran Tagore yang menjadi buah bibir. Bupati Bener Meriah ini dihujani timah panas, namun bernasib lebih baik. Dia tidak sempat bersimbah darah seperti Muchlis Gayo. Paska kejadian, masih banyak pertanyaan masyarakat yang belum terjawab. Pihak kepolisian dari BM tidak serius melakukan sweeping ketat, terutama menutup jalur larinya

Waspada/ Khairul Akhyar

POLISI melakukan rekonstruksi ulang. Mencari titik bidik dan berusaha mengidentifikasi jenis senjata. Sebelum tim Puslabor dari Medan turun, Polisi memprediksi senjata penembak diperkirakan jenis laras pendek.

tersangka. Polisi di Bener Meriah takut mengambil resiko. Korban penembakan adalah pejabat negara. Mengapa usai kejadian ruas jalan menghubungkan Bener Meriah dengan dunia luar tidak dijaga ketat? Tidak dilakukan pemeriksaan. Ruas jalan ke Biruen misalnya, pada malam paska kejadian, pengendara yang mempergunakan ruas jalan itu bebas, tanpa pemeriksaan. Padahal di perbatasan Km 35 ada pos polisi dari Bener Meriah. Rumor juga berkembang, seputar ajudan Tagore dari kesatuan Polisi. Mengapa ajudan pejabat negara ini sebelum kejadian senjatanya ditarik ke kesatuan? “Jangan tanya ke saya soal itu, tanya ke kesatuannya,”

sebut Tagore singkat. Kapolres Bener Meriah AKBP Drs. Hari Apriyono, ketika dikonfirmasi Waspada seputar sweeping paska kejadian dan penarikan senjata ajudan Tagore, membenarkan. “Paska kejadian kami bekerjasama dengan Polres Bireuen, hanya mencatat kenderaan yang dicurigai. Kami tidak melakukan sweeping,” sebutnya. “Saya tidak mau mengambil resiko keselamatan anggota saya. Saya mempertimbangkan senjata yang dipergunakan tersangka. Makanya kita tidak melakukan sweeping paska kejadian,” sebutnya. Penarikan senjata ajudan? Kapolres tidak membantah. “Kami tarik karena surat izinnya sudah habis, belum diperpan-

Selasa 21 Juni 2011

baru disesuaikan dengan jumlah dana yang ada dan pembangunan harus disesuaikan dengan kondisi alam di Tangse. Kondisi alam Tangse yang dikelilingi perbukitan dan pegunungan tanahnya sangat labil dan mudah longsor. Sebentar saja hujan tanahnya ambruk. Karena itu PNPB menurunkan tiga tim ahli yang diharapkan dapat mendesain kembali Tangse yang telah hancur.(b20)

PDAM Tirta Kumuning Suplai ‘Air Susu’ LANGSA (Waspada): Akibat suplai air bersih dari Perusahaan PDAM Tirta Kumuning, Kota Langsa keruh dan berbau dalam sepekan terakhir, membuat sebagian besar pelanggan mengeluh. Banyak dari pelanggan akhirnya terpaksa mengangkut air atau menampung air hujan. Keluhan tersebut mengalir setelah salah seorang penduduk di kawasan Asrama Hanura, Desa Paya Bujok Seuleumak, Kota Langsa, melaporkan kondisi tersebut. “PDAM menyuplai air keruh ditambah berbau lagi. Kondisi ini sudah terjadi sejak

WASPADA

jang. Seluruh anggota di Bener Meriah kembali diuji keterampilannya mempergunakan senjata. Latihan menembak anggota masih perlu peningkatan,” sebut Kapolres yang menambahkan tidak ada hubungan penarikan senjata ajudan Tagore dan insiden itu, karena penarikan senjata sudah dilakukan sebulan sebelum tragedi. Walau belum ada tersangka, dua pendapat yang berbeda itu terus berkembang di tengah masyarakat. Pendapat mana yang benar? Alam dan waktulah yang akan menjawab,yang pasti pejuang sejati NKRI itu sudah mengikuti jejak ayahnya Abubakar Bintang (alm) di dunia politik. Inilah Tagore. Bahtiar Gayo

Waspada/Abdul Mukthi Hasan

KANIT Sidik Satuan Narkoba Brigadir Jauhari Ramli.(kiri) bersama anggotanya mengapit dua tersangka shabu asal Samalanga, Bireuen di Mapolres, setempat, Senin (20/6).

Dua Warga Samalanga Ditangkap Bersama Shabu 1,49 Gram BIREUEN (Waspada): Sepertinya oknum-oknum yang tak bertanggungjawab terus mengotori Kecamatan Samalanga, Bireuen dengan shabu, sehingga kecamatan paling barat di Bireuen itu menjadi tercemar dengan barang haram itu. Kasus yang terakhir, terjadi Minggu (19/6) sekira pukul 15.30 WIB, dua warga kecamatan itu diciduk aparat kepolisian di kamar sebuah rumah milik seorang warga (DPO) di Desa Mideun Geudong bersama 1,49 gram shabu. Ikut disita dari keduanya satu buah bong dan satu timbangan digital merek HQ Pocket Scall oleh polisi. Dua warga Kecamatan Samalanga yang ditangkap polisi itu adalah, MAS, 26, warga Leung Keubeu dan MN bin Abd, 36, warga Desa Mideun Jok. Menurut keterangan Kapolres

Bireuen, AKBP HR Dadik Juneidi, melalui Kasat Narkoba, AKP Burhanuddin kepada Waspada, Senin (20/6), kedua warga itu ditangkap setelah mendapat informasi dari masyarakat pada saat hendak melakukan transaksi shabu di rumah seorang warga di Desa Miduen Geudong. “Pelaku diancam dengan hukum UU Narkoba Pasal 11 ayat 2 dengan ancaman hukumannya paling singkat 5 tahun dan denda paling sedikit 8 juta,” kata Burhanuddin yang didampingi Kanit Sidik Satuan Narkoba Brigadir Jauhari Ramli. Sementara itu, tersangka, mengaku dirinya disuruh Faisal (DPO) yang meminta bantuan untuk mengambil barang dari seseorang di kawasan Simpang Meurak, Samalanga. “Saya hanya disuruh mengambil barang kemudian antar ke rumah tersebut, waktu ditangkap pemilik rumah sudah ke luar,” kilah MAS. (amh)

Pemkab Agara Lanjutkan Pembangunan Jalan Dua Jalur KUTACANE (Waspada): Setelah membebaskan tanah warga di sepanjang jalan nasional, tahun 2011 Pemkab Agara kembali melanjutkan pembangunan dan menambah panjang ruas jalan dua jalur di kawasan Kutacane. Pejabat Pelaksana Tekhnis Kegiatan jalan dua jalur, Sapta Marga.ST kepada Waspada di ruang kerjanya, Senin (20/6) mengatakan, untuk tahun ini dana pembangunan jalan dua jalur dari dana penyesuaian Infrastruktur Daerah senilai Rp.19,540 M. Panjang jalan dua jalur yang dibangun dan dilebarkan tahun 2011 ini, panjang rencana efektif diperkirakan 1,3 km, dimulai dari kawasan kutacane sampai dengan kawasan Kelapa Gading desa Bambel Gabungan. Direncanakan, lanjut Sapta, lebar jalan nasional yang dibangun mulai dari kawasan Kutacane Lama sampai Kelapa Gading dan ditangai PT.Gayotama Leiopropita itu, sekitar 7 meter, ditambah 1,2 meter untuk median jalan dua jalur. Bila selesai dibangun, panjang ruas jalan dua jalur mulai dari kawasan pulonas sampai Kelapa Gading, diperkirakan sepanjang 3 km lebih, sementara lebar badan jalan dua jalur yang juga ruas jalan nasional itu,diperkirakan mencapai tujuh meter. Diakui PPTK, Sebelumnya, jalan nasional di kawasan Kutacane LamaKelapa Gading sampai Biakmuli, sangat sempit dan membuat arus lalu lintas

kerap kali macet ,terutama saat jam kerja dan ketika anak sekolah di komplek pelajar Babussalam pulang sekolah, namun bila pembangunan jalan dua jalur selesai, jalan tersebut cukup aman untuk dilalui kendati padat arus lalu lintas. “Rencananya pembangunan jalan dua jalur itu sampai Desa Biakmuli,n amun karena terbatasnya dana yang bisa dikerjakan hanya sampai kawasan Kelapa Gading, bila dana dari APBN P 2011 berhasil diterobos, lanjutan jalan dua jalur sampai Biakmuli, akan ditambah lagi,” pungkas Sapta Marga. Ali Amran Selian.ST,Ketua LSM Aceh Alas Independen (AAI) kepada Waspada mengatakan, agar pengalaman tahun lalu tidak terulang lagi dan kualitas jalan nasional sesuai dengan harapan pengguna jalan, PPK hendaknya serius dan berani mengambl tindakan tegas , apabila pekerjaan pembangunan jalan dua jalur dan ruas jalan nasional lainnya tak sesuai dengan rencana. Tahun lalu, ada perusahaan yang tak bisa menyelesaikan pekerjaan sesuai kontrak yang disepakati, namun anehnya tahun ini masih juga diberi kesempatan melaksanakan pekerjaan proyek besar. PPK Pembangunan jalan nasional di Kutacane, Ir. Zusnan Asraf Wabab.ST hingga berita ini diturunkan belum berhasil dimintai tanggapannya, ketika di SMS dan dihubungi, Sabtu (18/6) tak merespon pertanyaan Waspada dan terkesan menghindar.(b27)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.