Waspada, Selasa 23 April 2013

Page 1

Magis Messi B E R L I N ( Waspada): Masih berjuang untuk pulih total dari cedera otot paha belakang, Lionel Messi tetap masuk dalam rombongan tim Barcelona ke Munich. “Kami tidak akan menyerah untuk menurunkan tim terkuat di lapangan. Messi bersama tim dan bugar untuk bermain,” ungkap AP Andoni Zubizareta, Direktur Olahraga LIONEL Messi bugar untuk Barcelona, Senin melawan Bayern Munich. (21/4). Ma g i s M e s s i pun akan memengaruhi jalannya leg pertama semifinal Liga Champions, ketika El Barca mengunjungi markas Bayern Munich dalam laga yang turut ditayangkan langsung SCTV dinihari nanti mulai pkl 01:45 WIB. “Messi tahu dia pemain terbaik dunia dan kekuatannya untuk mengubah permaina. Kehadiran Messi mengubah banyak hal,” tegas Daniel Alves, bek Barca asal Brazil, seperti dikutip dari Soccerway. “Itu membuat pesaing kami merasa takut dan fans kami merasa senang. Sebab dia (Messi) memiliki kekuatan magis,” tambah Alves. Peraih empat kali penghargaan pemain terbaik dunia itu sudah kembali berlatih sejak Jumat lalu. Messi cedera pada leg pertama perempatfinal melawan Paris Saint Germain yang berakhir 2-2 di Paris. Mesin gol Barca berusia 25 tahun asal Argentina itu terpaksa diturunkan sebagai pemain pengganti saat El Blaugrana tertinggal 0-1 pada leg kedua di Camp Nou. Lanjut ke hal A8 kol. 1

Harga Eceran Rp2.500,-

WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999)

SELASA, Pahing, 23 April 2013/12 Jumadil Akhir 1434 H

No: 24201 Tahun Ke-67 Terbit 24 Halaman Waspada/Sapriadi

TERSANGKA FSM, berdiri di belakang, saat Kapolres A s a h a n A K B P Yu s t a n Alpiani, didampingi Kasat Reskrim AKP Fahrizal, menjelaskan penangkapan tersangka, dan kronologis pembunuhan siswi SMK I Winda Sari (foto kanan).

AKSI HARI BUMI

Pembunuh Siswi SMKN I Kisaran Ditangkap Di Medan Motifnya Cinta Ditolak

Antara

KONSUL Amerika Serikat di Medan Kathryn Crockart (kanan) bersama anggota TNI dan masyarakat mengumpulkan sampah dari sungai pada Peringatan Hari Bumi di kawasan Medan Selayang, Sumut, Senin (22/4). Peringatan yang melibatkan Konsulat Amerika Serikat dan masyarakat kota Medan itu sebagai kepedulian terhadap lingkungan. Berita selengkapnya lihat di halaman A2.

KISARAN (Waspada): Tim Polres Asahan dipimpin Kasat Reskrim AKP Fahrizal menangkap seorang pemuda FSM, 20, warga Dusun V, Desa Rawang, Pasar VII, Kec.Rawangpancaarga, Kab.Asahan, dalam kasus dugaan pembunuhan siswi SMKN I Winda Sari br Manurung. Tersangka ditangkap di satu rumah di Kampung Durian, Jl. Cempaka, Medan, Minggu (21/4) malam. Selain tersangka, Polres Asahan mengamankan penadah sepedamotor milik korban, SP, warga Mangunsakoro, Kisaran. “Penangkapan ini adalah kerja keras anggota personel dalam mendalami dan penyelidikan kasus, dan menelusuri jejak tersangka,” kata Kapolres Asahan AKBP Yustan Alpiani, didampingi Kasat Reskrim AKP Fahrizal, saat paparan kasus, Senin (22/4). Lanjut ke hal A2 kol. 7

Baku Tembak Di AS, 5 Tewas FEDERAL WAY, Washington (AP): Amerika Serikat terus dilanda teror bersenjata dan kali ini terjadi di negara bagian Washington. Peristiwa teror di Boston masih belum selesai, kini peristiwa penembakan mengambil korban lima orang lagi di negara bagian itu.

foto cahyo/presidenri.go.id

PRESIDEN Susilo Bambang Yudhoyono saat dianugerahi gelar doktor dari NTU Singapura, di Hotel Shangri-La, Singapura, Senin (22/4) siang.

Presiden: Indonesia Runtuhkan Mitos Demokrasi SINGAPURA (Antara): Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengatakan Indonesia telah meruntuhkan beberapa mitos tentang demokrasi, termasuk mitos hubungan antara demokrasi dan pertumbuhan ekonomi. “Kita meruntuhkan mitos demokrasi dan pertumbuhan ekonomi yang tidak saling menguntungkan secara eksklusif,” kata Presiden saat menyampaikan pidato di Nanyang Technological University (NTU) Singapura, Senin (22/4).

Ia menjabarkan, beberapa dekade lalu Indonesia gagal memilih dua tujuan penting. “Ada banyak demokrasi tapi pertumbuhan ekonomi rendah atau pertumbuhan ekonomi tinggi tapi sedikit kebebasan politik,” katanya. Namun kenyataannya, ia menjelaskan, demokrasi makin kuat seusai reformasi dan pertumbuhan ekonomi terus membaik selepas krisis 1998. “Kita telah mencapai demokrasi yang solid dengan tiga periode pelajaran 1999, 2004

Medan Tiga Hari 34 C 0

MEDAN (Waspada): Sejak tiga hari terakhir suhu panas di kawasan Kota Medan sekitarnya mencapai angka 34 derajat Celcius. Itu terjadi sejak Sabtu, Minggu bahkan Senin (22/4). Sementara, angin puting beliung dan angin kencang berpotensi terjadi. Masyarakat terasa gerah dan tidak nyaman beristirahat terutama pada malam hari, akibat meningkat suhu panas yang berlangsung tiga hari berturut-turut, kata Mega Sirait, SP, Kepala seksi data dan informasi pada Badan Meteorologi

Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah I Stasiun Bandara Polonia Medan saat dikonfirmasi, Senin (22/4). Sirait menjelaskan, jika dibandingkan suhu udara Sabtu dan Minggu, suhu udara panas Kota Medan Senin agak menurun dari 34 derajat Celcius menjadi 33,4 derajat Celcius, tercatat pukul 14:30. Menyinggung peluang angin puting beliung, Mega Sirait menjelaskan, jika udara cukup panas dalam beberapa hari tanpa hujan dapat menimbulkan puting beliung. (m32)

Al Bayan

Perempuan

Suara tembakan terdengar di satu kompleks apartemen di satu kota di selatan Seattle dan lima orang tewas ditembak, termasuk salah seorang tersangka pelaku yang ditembak oleh petugas yang datang ke lokasi kejadian, demikian menurut polisi Senin (22/4) dinihari. Para petugas yang merespon satu panggilan darurat pada pukul 09:30 Minggu malam di satu apartemen di Federal Way di mana mereka menemukan dua pria cedera tergeletak di lapangan parkir. “Ketika kami sampai, banyak tembakan yang dilepas-

AP

POLISI dan kendaraan pemadam kebakaran terlihat beberapa blok dari lokasi penembakan itu yang dikatakan polisi lima orang tewas, Senin (22/4) di satu kompleks apartemen di Federal Way, negara bagian Washington.

Hari Pertama UN SMP Dzhokar Sadar Dan Terancam Hukuman Mati Naskah MM Nyelip Ke B. Indonesia,

dan 2009, dan pada saat yang sama pertumbuhan ekonomi sekitar enam persen,” kata Presiden. “Itu menunjukkan demokrasi dan pertumbuhan ekonomi dapat saling mendukung,” tambah dia. Presiden menjelaskan, ia mengadopsi empat strategi pembangunan yang meliputi pro-pertumbuhan, pro-pekerjaan, pro-pengentasan kemiskinan dan pro-lingkungan supaya penguatan demokrasi berjalan seiring dengan pertumbuhan ekonomi. Strategi yang ditunjang prinsip pertumbuhan yang berkelanjutan dan berkeadilan ini bertujuan untuk mempromosikan pembangunan ekonomi yang seimbang dan komprehensif, jelas dia. “Saya juga mempromosikan pasar domestik yang tahan dan vibran. Strategi ini efektif tetap menjaga perekonomian Indonesia dari pelemahan ekonomi dunia,” kata Presiden. Menurut Presiden, Indonesia juga meruntuhkan mitos bahwa demokrasi dan Islam tidak bisa berjalan bersama.

Lanjut ke hal A2 kol. 3

BOSTON, Massachusetts (CNN): Dzhokhar Tsarnaev, (foto) yang merupakan satusatunya pelaku bom Boston yang ditangkap hidup-hidup kini mulai sadar bakal menghadapi ancaman hukuman mati. Namun, pihak jaksa penuntut mengaku masih menunggu hasil penyelidikan polisi.

“Ini adalah kasus besar, namun bukan berarti dia sudah pasti akan diganjar hukuman mati,” seorang ahli hukum AS Peter Quijano Senin. “Umur dia, riwayatnya yang bersih dari tindakan kriminal akan menjadi pertimbangan jaksa,” tambah Quijano.

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Anak Kami Dijebak MAKHACHKALA, Rusia ( A P ) : Ayah dari dua tersangka pengebom Bos- ZUBEIDAH ton Anzor Tsarnaev mengatakan dia akan terbang dari Rusia ke Amerika Serikat pekan ini guna mengusahakan ‘keadilan dan kebenaran.’ Anzor mengatakan kepada The Associated Press,

dia memiliki ‘banyak pertanyaan untuk polisi’ dan dia ingin ‘untuk menjelaskan banyak hal.’ ANZOR Dalam wawancaranya Minggu, dia hanya mengatakan berencana pergi selama beberapa hari, namun ibu tersangka, Z u b e i d a h Ts a r n a e v a ,

Lanjut ke hal A2 kol. 3

Dicoret Jadi Caleg, Kader Golkar Bakar Baju

Oleh Tgk H. Ameer Hamzah RASULULLAH SAW adalah pahlawan besar bagi kaum perempuan. Beliaulah yang mengangkat harkat dan martabat mereka setinggi-tingginya, melebihi martabat laki-laki. Dalam sabda beliau, perempuan adalah ibu. Jangankan menzaliminya, mengatakan “ah” saja sudah durhaka. Seorang pemuda bertanya: Siapa yang sangat pantas ia cintai setelah Allah dan rasul-Nya. Nabi Muhammad menjawab “ibumu”. Setelah tiga kali pertanyaan yang sama Rasulullah tetap menjawab “ibumu”. Setelah itu baru “bapakmu”. Sebelum Rasulullah SAW diutus menjadi rasul perempuan dunia mengalami nasib yang sangat menyedihkan. Orang-orang Yahudi menganggap perempuan itu “makhluk kelas dua”. Tidak ada hak apa-apa bagi perempuan Yahudi, kecuali, kasur (tempat memuaskan seksual) dan Lanjut ke hal A2 kol. 6

kan dan panggilan berulangulang ke 911 menyebutkan adanya tembak menembak, kata wanita jurubicara kepolisian FederalWay, Cathy Schrock. Salah satu dari para pria menjangkau senjata api ketika polisi bergerak masuk untuk membantu dua orang yang tergeletak di tanah, katanya. Pada saat itu terdengar suara letusan. Tersangka tewas, namun polisi mengatakan belum diketahui pasti apakah itu berasal dari baku tembak. Pria lainnya yang tergeletak di lapangan parkir itu ditemukan tewas. Lanjut ke hal A2 kol. 5

Waspada/Sori Parlah Harahap

HASANUDDIN Siregar membakar berkas pencalonan dan baju Golkarnya, di kantor Golkar Jl. SM Raja, Gunungtua Kec. Padang Bolak, Kab. Padanglawas Utara, Senin (22/4) sore.

GUNUNGTUA (Waspada): Hasanuddin Siregar membakar berkas pencalonan dan baju Partai Golkar, di kantor sekretariat partai beringin itu di Jl. Sisingamanagaraja, Gunungtua, Kec. Padangbolak, Kab. Padanglawas Utara, Senin (22/4) sore. Perbuatan itu dilakukan karena kesal dicurangi. Namanya tidak terdaftar sebagai Caleg. Hasanuddin Siregar menuding Partai Golkar Kab. Padanglawas Utara dalam menetapkan bakal calon legislatif curang.

Lanjut ke hal A2 kol. 1

Naskah SMK Nyasar Ke SMA

MEDAN (Waspada) : Kisruh UN (Ujian Nasional) be-lum usai. Senin (23/4), UN tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) yang digelar di Medan menuai masalah meskipun tidak sebesar masalah UN Sekolah Menengah Pertama (SMA). Kendala ini ditemukan di beberapa SMP, di antaranya SMP Harapan 1,SMP Methodis 1, SMPN 4. Di sekolah itu, dalam salah satu amplop ditemukan satu lembar naskah matematika. Namun, UN tetap berjalan sebagaiman mestinya. “ Masih ada naskah cadangan, tidak ada masalah,” ujar Kepala Dinas Pendidikan Kota Medan, Parluhutan Hasibuan melalui Syahrial Kabid Pendidikan Dasar dan pra sekolah, Senin (22/4). Hal itu dikatakannya menjawab tentang terselipnya naskah matematika dalam amplop Bahasa Indonesia saat pelaksanaan UN . Syahrial menyatakan, naskah yang terselip itu sudah dikembalikan ke Dinas Pendidikan Kota Medan oleh Kepala Sekolah masing-masing. Se-

tiap sekolah membuat berita acara dan ditandatangani oleh pengawas ruangan, pihak kepolisian, serta kepala sekolah tersebut. “ Tidak ada kebocoran naskah yang tercampur, karena naskah sudah diamankan ke Dinas Pendidikan Medan,” katanya. Sebelumnya Kepala SMPN 3 Medan, Nurhalimah Sibuea, menyebutkan peserta ujian di

sekolah ini ada 364 peserta dan 19 ruang.Sementara, di SMPN 2 Medan, seperti disampaikan Kepsek, Muslim Lubis, peserta UN di sekolahnya mencapai 325 orang, dan siswa yang bergabung dari SMP Irafles ada 5 orang dengan 18 ruang. Wali Kota Dan Wakil Tinjau UN Sementara itu, Wali Kota

Lanjut ke hal A2 kol. 6

8 Parpol Daftarkan Bacaleg Di KPU Sumut 27 Balon DPD RI Juga Mendaftar MEDAN (Waspada): Delapan partai politik mendaftarkan masing-masing bakal calon legislatifnya pada hari terakhir penerimaan pendaftaran, Senin (22/4) di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sumatera Utara. Pada hari yang sama, 27 bakal calon anggota Dewan Perwakilan Daerah, juga mendaftarkan diri masing-masing

Fadly Nurzal Maju DPR RI MEDAN (Waspada): Ketua DPW PPP Sumut, Fadly Nurzal, S.Ag akan bertarung dalam Pemilu Legislatif menuju Senayan (DPR RI) dari daerah pemilihan Sumut 3. Sumut 3 meliputi Langkat, Binjai, Asahan, Batubara, Tanjungbalai, Dairi, Karo, Pakpak Bharat, Simalungun dan Pematangsiantar. Lanjut ke hal A2 kol. 6

sekaligus menyampaikan dokumen/berkas dukungan. Ke-delapan Parpol tersebut, Nasional Demokrat (NasDem), PDI Perjuangan, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Partai Bulan Bintang (PBB), Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Partai Hanura, Gerindra dan PKP Indonesia. Lanjut ke hal A2 kol. 3

Ada-ada Saja Liput Gempa Pakai Baju Pengantin GARA-gara gempa, wartawati asal China ini terpaksa m e n i n g g a l k a n u p a c a ra pernikahannya demi meliput siaran langsung.

Lanjut ke hal A2 kol. 2

Serampang Waspada/Surya Efendi

FADLY Nurzal (kiri) mendaftarkan caleg PPP Sumut ke kantor KPUD Sumut Jl. Perintis Kemerdekaan Medan, Senin (22/4). Lanjut ke hal A2 kol. 3

- Awas digigit lintah Madam - He...he...he...


WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan

Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) SELASA, Pahing, 23 April 2013/12 Jumadil Akhir 1434 H z z No: 24201 * Tahun Ke-67Terbit 24 Halaman Waspada/Sapriadi

TERSANGKA FSM, berdiri di belakang, saat Kapolres Asahan AKBP Yustan Alpiani, didampingi Kasat Reskrim AKP Fahrizal, menjelaskan penangkapan tersangka dan kronologis pembunuhan siswi SMK, serta menunjukkan alat bukti dari kejahatan tersebut.

Antara

SUMPAH POCONG CALEG. Calon legeslatif (caleg) dari Partai Nasdem David HS melakukan sumpah pocong di Alun-alun Jember, Jawa Timur, Senin (22/4). Sumpah pocong itu dilakukan sebelum menyerahkan pendaftaran ke KPUD Jember, dan dalam sumpahnya siap untuk jujur serta tidak korupsi jika jadi anggota dewan.

Pembunuh Siswi SMKN I Kisaran Ditangkap Di Medan

SBY: Indonesia Runtuhkan Mitos Demokrasi

Motifnya Cinta Ditolak

KISARAN (Waspada): Tim Polres Asahan dipimpin Kasat Reskrim AKP Fahrizal menangkap seorang pemuda FSM, 20, warga Dusun V, Desa Rawang, Pasar VII, Kec. Rawangpancaarga, Kab.Asahan, dalam kasus dugaan pembunuhan siswi SMKN I Winda Sari br Manurung. Tersangka ditangkap di satu rumah di Kampung Durian, Jl. Cempaka, Medan, Minggu (21/4) malam. Selain tersangka, Polres Asahan mengamankan penadah sepedamotor milik korban, SP, warga Mangunsakoro, Kisaran. “Penangkapan ini adalah kerja keras anggota personel

SINGAPURA (Antara): Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengatakan Indonesia telah meruntuhkan beberapa mitos tentang demokrasi, termasuk mitos hubungan antara demokrasi dan pertumbuhan ekonomi. “Kita meruntuhkan mitos demokrasi dan pertumbuhan ekonomi yang tidak saling menguntungkan secara eksklusif,” kata Presiden saat menyampaikan pidato di Nanyang Technological University (NTU) Singapura, Senin (22/4). Ia menjabarkan, beberapa dekade lalu Indonesia gagal memilih dua tujuan penting. “Ada banyak demokrasi tapi

Lanjut ke hal A2 kol 5

Lanjut ke hal A2 kol 3

Pengebom Boston Hadapi Ancaman Hukuman Mati

MUI: Eyang Subur Menyimpang

BOSTON, Massachusetts (CNN): Pada pukul 02:50 siang Senin (22/4) lonceng berdentang di seluruh Boston guna menandai satu tragedi yang akan menandai tragedi yang telah melumpuhkan kota itu. Dzhokhar Tsarnaev, yang merupakan satu-satunya pelaku bom Boston yang ditangkap hidup-hidup kini menghadapi ancaman hukuman mati. Namun, pihak jaksa penuntut mengaku masih menunggu hasil penyelidikan polisi.

JAKARTA (Antara): Majelis Ulama Indonesia (MUI) menyatakan paham dan pengamalan keagamaan Eyang Subur telah menyimpang dari akidah dan syariah Islam karena ia telah mempraktikkan perdukunan dan ramalan. “Atas dasar itu, MUI meminta Saudara Subur untuk bertaubat dan kembali ke jalan yang lurus,” kata Ketua MUI KH Ma`ruf Amin di Jakarta, Senin (22/4). Fatwa MUI tersebut dikeluarkan setelah tim MUI melakukan investigasi, pengkajian dan klarifikasi terhadap

Lanjut ke hal A2 kol 1

AP

POLISI dan kendaraan pemadam kebakaran terlihat beberapa blok dari lokasi penembakan itu yang dikatakan polisi lima orang tewas, Senin (22/4) di satu kompleks apartemen di Federal Way, negara bagian Washington.

Lanjut ke hal A2 kol 7

5 Tewas Baku Tembak Di AS FEDERAL WAY, Washington (AP): Belum usai peristiwa teror bom di Boston. Kali ini peristiwa nyaris serupa terjadi di selatan Seattle, negara bagian Amerika Serikat. Lima orang tewas akibat ditembak. Tembakan yang menewaskan lima orang terjadi di satu kompleks apartemen di satu kota di selatan Seattle.Salah seorang korban adalah yang ditembak oleh petugas yang datang ke

lokasi kejadian, demikian menurut polisi Senin (22/4) dinihari. Para petugas yang merespon satu panggilan darurat pada pukul 09:30 Minggu malam, di satu apartemen di Federal Way, di mana mereka menemukan dua pria cedera

tergeletak di tanah di satu lapangan parkir. “Ketika kami sampai, banyak tembakan yang dilepaskan dan panggilan berulang-ulang ke 911 menyebutkan adanya tembak menembak, ‘’ kata wanita jurubicara kepolisian Federal Way, Cathy

Schrock. Salah satu dari para pria menjangkau senjata api ketika polisi bergerak masuk untuk membantu dua orang yang tergeletak di tanah, katanya. Pada saat itu, terdengar suara letusan. Tersangka tewas, namun polisi

mengatakan belum diketahui pasti, apakah itu berasal dari tembak menembak mereka. Pria lainnya yang tergeletak di tanah di lapangan parkir itu ditemukan tewas. Dalam satu pencarian di kompleks tersebut, polisi menemukan pria keempat

yang tewas di satu apartemen dan seorang wanita terbunuh di apartemen lainnya. Schrock mengatakan polisi mencoba untuk memastikan apakah wanita tersebut secara kebetulan terkena serangan. Sebanyak delapan petugas melepaskan tembakan

dengan senjata mereka, kata Schrock. Belum ada penjelasan apa yang menyebabkan terjadinya penembakan. Tidak ada laporan tentang petugas yang cedera. Namanama dari kelima orang yang Lanjut ke hal A2 kol 6

Hari Pertama UN SMP

Naskah MM Nyelip Ke Bahasa Indonesia UN Susulan, Naskah SMK Nyasar Ke SMA

MEDAN (Waspada) : Kisruh UN (Ujian Nasional) belum usai. Senin (23/4), UN tingkat Sekolah Menengah Pertama (SMP) yang digelar di Medan menuai masalah meskipun tidak sebesar masalah UN Sekolah Menengah Pertama (SMA). Kendala ini ditemukan di beberapa SMP, diantaranya SMP Harapan 1,SMP Methodis 1, SMPN 4.Di sekolah itu,dalam salah satu amplop ditemukan satu lembar naskah matematika. Namun, UN tetap berjalan sebagaiman mestinya. “Masih ada naskah cadangan, tidak ada masalah,” ujar Kepala Dinas Pendidikan Kota Medan, Parluhutan Hasibuan melalui Syahrial Kabid Pendidikan Dasar dan pra sekolah, Senin (22/4). Hal itu dikatakan menjawab terselipnya naskah matematika dalam amplop Bahasa Indonesia saat pelaksanaanUN. Lanjut ke hal A2 kol 5

Waspada/Mustafa Kamal

KONVOI PARTAI ACEH. Pendukung Partai Aceh (PA) berkonvoi ke Kantor Komisi Independen Pemilihan (KIP) Lhokseumawe saat mendaftar Bacaleg di hari terakhir, Senin (22/4). Khusus Aceh, saat verifikasi Bacaleg harus mampu membaca Alquran. Bila tidak mampu, terpaksa digugurkan, dan diganti dengan lainnya.

Pendaftar DPD Aceh 40 Orang BANDA ACEH (Waspada): Akhir masa pendaftaran bakal calon legeslatif dan DPD RI hingga pukul 16:00 di kantor Komisi Independen pemilihan (KIP) Aceh, Senin (22/4) mencapai 40 orang. Komisioner KIP Aceh bidang pencalonan DPD Nurjani Abdullah mengatakan, hingga pukul 16:00 pendaftar DPD mencapai 39 orang. Dari jumlah itu pen-

daftar DPD dari perempuan hanya empat orang dan yang termuda satu orang dengan umur 22 tahun. Bakal calon DPD dari perempuan di antaranya, Irsalina Husen Azwir termuda yang masih berumur 22 tahun, kemudian Mediati Hafni Anum, Desleli Yanti, dan Erdarina. Sementara jumlah terbanyak dukungan KTP yaitu

Al Bayan

Ahmad Farhan Hamid dengan menyerahkan 13.221 lembar dukungan dari 21 kabupaten/ kota di Aceh. “ Verifikasi administrasi akan dilaksanakan pada 23 April sampai 2 Mei mendatang,” terang Nurjani. Berikut nama-nama calon DPD yang mendaftar di KIP Aceh: Lanjut ke hal A2 kol 7

Izinkan Nazaruddin Keluar Ka. Rutan Diberhentikan JAKARTA (Antara): Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham), Amir Syamsudin, memutuskan memberhentikan sementara Kepala Rumah Tahanan (Karutan) Cipinang Jakarta, Syaiful Sahri, per 22 April 2013. “Benar, Karutan Cipinang diberhentikan sementara karena memberikan izin Nazaruddin keluar Rutan Cipinang,” kata Amir melalui layanan pesan singkat di Jakarta, Senin (22/4). Langkah tersebut, menurut Sekretaris Jenderal Kementerian Hukum dan HAM Bambang Rantam Sariwanto, dilakukan karena terpidana kasus suap Wisma Atlet, M. Nazaruddin, yang seharusnya ditahan di rumah tahanan itu berada di luar rutan yaitu di Rumah Sakit Abdi Waluyo Jakarta. “Pemberhentian sementara ini dilakukan dalam rangka evaluasi dan penilaian menyeluruh terhadap kejadian tersebut yaitu apakah sesuai aturan atau tidak, hasil evaluasi sementara, Menkumham mengambil kebijakan penggantian Kepala Rutan Cipinang,” katanya. Lanjut ke hal A2 kol 3

Waspada/Sori Parlah Harahap

HASANUDDIN Siregar membakar berkas pencalonan dan baju Golkarnya, di kantor Golkar Jl. Sisingamanagaraja, Gunungtua Kec. Padang Bolak, Kab. Padanglawas Utara, Senin (22/4) sore. Ia menilai Partai Golkar Padanglawas Utara dalam menetapkan bakal calon legislatif curang.

Dicoret Jadi Caleg, Bakar Baju GUNUNGTUA (Waspada): Hasanuddin Siregar membakar berkas pencalonan dan baju Partai Golkar, di kantor sekretariat partai beringin itu di Jl. Sisingamanagaraja, Gunungtua, Kec. Padangbolak, Kab. Padanglawas Utara, Senin (22/4) sore. Perbuatan itu dilakukan karena kesal dicurangi. Namanya tidak terdaftar sebagai Caleg.Hasanuddin Siregar

menuding Partai Golkar Kab. Padanglawas Utara dalam menetapkan bakal calon legislatif curang. Penetapan dilakukan tanpa rapat pleno panitia seleksi dan langsung diserahkan kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) tanpa melalui pleno. “Saya di sini Ketua AMPG partai Golkar dan tim seleksi tidak bisa ikut sebagai Caleg di Golkar, kena coret,” kata

Oleh: H. Ameer Hamzah RASULULLAH SAW adalah pahlawan besar bagi kaum perempuan. Beliaulah yang mengangkat harkat dan martabat mereka setinggi-tingginya, melebihi martabat laki-laki. Dalam sabda beliau, perempuan adalah ibu. Jangankan menzaliminya, mengatakan “ah” saja sudah durhaka. Seorang pemuda bertanya: Siapa yang sangat pantas ia cintai setelah Allah dan rasul-Nya. Nabi Muhammad menjawab “ibumu”. Setelah tiga kali pertanyaan yang sama Rasulullah tetap menjawab “ibumu”. Setelah itu baru “bapakmu”. Sebelum Rasulullah SAW diutus menjadi rasul. Perempuan dunia mengalami nasib yang sangat menyedihkan. Orang-orang Yahudi menganggap perempuan itu “makhluk kelas dua”. Tidak ada hak apa-apa bagi perempuan Yahudi, kecuali, kasur (tempat memuaskan seksual) dan dapur (urusan masak makanan), dan sumur (tugas cuci Lanjut ke hal A2 kol 2

Konsul AS Dan Wali Kota Bersihkan Sampah Di Sungai MEDAN (Waspada) Konsul Amerika Serikat Perwakilan Sumatera Madam Kathryn T.Crockart, Wali Kota Medan Drs.H.Rahudman Harahap, aktivis lingkungan Sumatera Utara Hj.Dewi Budiati Teruna Jasa Said bersama masyarakat Medan memperingati Hari Bumi (Earth Day) dalam suatu acara bakti sosial membersihkan sampah di Sungai Selayang sekitarnya di kawasan Kompleks Perumahan Kampung Asoka, Medan Selayang Medan, Senin (22/4). Wali Kota Medan Drs.H.Rahudman Harahap dalam sambutan mengatakan Hari Bumi sangat penting diperingati untuk mengingatkan kita agar peduli terhadap lingkungan yang tidak boleh dirusak dan sekaligus sebagai upaya terhindar dari berbagai bencana. Pada acara yang turut dihadiri wakil Konsul AS Trevor Olson, Camat Medan Selayang Zul Fachmadi serta ratusan warga, Wali Kota meminta masyarakat tidak membuang sampah sembarangan, terlebih ke dalam sungai, sebab Daerah Aliran Sungai (DAS) harus tetap terjaga dengan baik. “Pembersihan lingkungan sebagai salah satu upaya Lanjut ke hal A2 kol 2

Lanjut ke hal A2 kol 5

Ada-ada Saja

Peringatan Hari Bumi Di Medan

Perempuan

Hasanuddin. Hasan menuding pencoretan dilakukan karena adanya kepentingan para petinggi Partai Golkar. Menurutnya, penetapan Bacaleg harus dilakukan menurut petunjuk pelaksanaan yang berlaku di Partai Golkar. “Iya harus sesuai Juklak nomor 22 terlebih dahulu, baru diantar ke KPU,” ujar Hasan

Liput Gampa Pakai Baju Pengantin

GARA-gara gempa, wartawati asal China ini terpaksa meninggalkan upacara pernikahannya demi meliput siaran langsung. Kisah unik ini terjadi saat gempa mengguncang kota Ya’an, Sichuan pada Sabtu

Lanjut ke hal A2 kol 5

Serampang Antara

KONSUL Amerika Serikat untuk Sumatera Kathryn Crockart (kanan) bersama anggota TNI dan masyarakat mengumpulkan sampah dari sungai pada Peringatan Hari Bumi di kawasan Medan Selayang, Sumut, Senin (22/4). Peringatan yang melibatkan Konsulat Amerika Serikat dan masyarakat kota Medan itu sebagai kepedulian terhadap lingkungan.

- Awas digigit lintah Madam - He.... he....he....


Berita Utama

A2 3 Hari Medan 34oC MEDAN (Waspada): Sejak tiga hari terakhir suhu panas di kawasan Kota Medan sekitarnya mencapai angka 34 derajat Celcius. Itu terjadi sejak Sabtu, Minggu bahkan Senin (22/4). Sementara, angin puting beliung dan angin kencang berpotensi terjadi. Masyarakat terasa gerah dan tidak nyaman beristirahat terutama pada malam hari, akibat meningkat suhu panas yang berlangsung tiga hari berturut-turut, kata Mega Sirait, SP, Kepala seksi data dan informasi pada Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG)Wilayah I Stasiun Bandara Polonia Medan saat dikonfirmasi, Senin (22/4). Sirait menjelaskan, jika dibandingkan suhu udara Sabtu dan Minggu, suhu udara panas Kota Medan Senin agak menurun dari 34 derajat Celcius menjadi 33,4 derajat Celcius, tercatat pukul 14:30. Menyinggung peluang angin puting beliung, Kepala Seksi Data dan Informasi BMKG menjelaskan, jika udara cukup panas dalam beberapa hari tanpa hujan dapat menimbulkan puting beliung. Hari berikutnya sangat berpotensi terjadi hujan disertai angin kencang. Ciri-cirinya, udara terasa sangat gerah, terbentuk awan yang rendah dengan warna kelabu dan pekat. Pada saat demikian perlu diwaspadai terjadi hujan deras disertai petir dan angin sangat kencang. Kecepatan angin bisa mencapai 20-30 knot atau sekitar 40-60 km/jam. Selain itu, perlu diwaspadai dalam penerbangan, bisa membahayakan terutama saat pesawat take off maupun landing pada runway 05 sebelah selatan Bandara Polonia Medan. Kata Mega, kondisi angin kencang tersebut berpeluang terjadi di daerah dataran luas khususnya di daerah pesisir timur Sumut, seperti kawasan Medan, Deliserdang, Serdang Bedagai, Asahan dan Simalungun. Pihak BMKG juga mengimbau warga mewaspadai debit air sungai naik. (m32)

Pengebom Boston ....

“Ini adalah kasus besar, namun bukan berarti dia sudah pasti akan diganjar hukuman mati,” seorang ahli hukum AS Peter Quijano Senin. “Umur dia, riwayatnya yang bersih dari tindakan kriminal akan menjadi pertimbangan jaksa,” tambah Quijano. Quijano juga menambahkan adanya dugaan bahwa Tsarnaev dimanipulasi oleh kakaknya, Tamerlan. Jika dugaan itu benar, hukuman untuk Tsarnaev mungkin akan diturunkan. Tsarnaev akan menjalani persidangan di pengadilan federal. Sejak tahun 1988, hanya ada tiga orang yang mendapatkan hukuman mati dari pengadilan federal AS. Salah satunya adalah pelaku pengeboman Oklahoma tahun 1995 silam, Timothy McVeigh. Aksi McVeigh menyebabkan 168 orang tewas dan ratusan lainnya luka-luka. Serangan bom Boston sendiri menimbulkan tiga korban jiwa. Namun banyak korban yang mengalami luka parah akibat serangan tersebut. Pada saat negara bagian Massachusetts tenang setelah serangan atas Boston Marathon tepat satu minggu yang lalu, tersangka tunggal yang masih hidup tetap dirawat di rumah sakit dengan kondisi tenggorokannya yang mengalami luka parah. Dia masih belum dapat menyampaikan keterangan secara lisan apa yang berada di dalam pikirannya mengenai hari ketika dia bersama kakaknya mengebom acara marathon tersebut yang menewaskan tiga orang dan melukai lebih dari 170 lainnya. Sementara pihak berwenang mengatakan warga Boston dapat beristirahat lebih mudah sekarang bahwa Dzhokhar Tsarnaev berada dalam tahanan. Satu pertanyaan yang mengganggu menghalangi rasa aman sepenuhnya: Mengapa para penyerang

Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport. Jawaban Problem Catur: 1. h6, Mg5. 2. MxM+, Rf7. 3. h7, g3. 4. h8(M), Re6. 5. Mhg7, gxf2 atau Rd6. 6. Mg7-e7+mat. (Jika 2. ...., Rf8. 3. Mg7+, Re8. 4. h7 Hitam mati pada langkah ke-5). Jawaban TTS: TTS Topik

Politik & Hukum

ingin membunuh dan melukai kerumunan warga sipil tak berdosa? Pada hari-har i penuh gejolak sejak pengeboman, Dzhokhar dan kakaknya Tamerlan membunuh seorang perwira polisi universitas, menyebabkan pihak berwenang melakukan perburuan besar, namun mereka melemparkan bahan peledak ke arah polisi, kata pihak berwenang. Tamerlan tewas setelah satu tembak menembak dengan para petugas yang mana lebih dari 200 peluru telah dimuntahkan dalam tembak menembak itu. Dzhokhar ditemukan kurang dari sehari kemudian, bersembunyi di dalam satu perahu dalam keadaan berlumuran darah di halaman belakang sebuah rumah warga Watertown. Te r s a n g k a D z h o k h a r dikabarkan sudah mulai sadar setelah menjalani operasi atas luka-luka yang dideritanya. Dia dilaporkan merespons interogasi dengan pihak berwenang dan menjawab pertanyaan dengan tulisan. Pemuda berusia 19 tahun itu saat ini sudah sadar dan mulai menuliskan jawaban yang ditanyakannya kepada oleh petugas ber wenang setempat. Sebelumnya Dzhokhar dikabarkan tidak bisa berbicara karena mender ita luka tembak pada bagian lehernya. “Pelaku pengeboman lomba lari maraton Boston itu saat ini mampu merespons pertanyaan sporadis yang diajukan oleh polisi,” menurut laporan Yahoo! News, Senin. Dilindas adiknya Sementara itu, ada yang menyebutkan Tamerlan Tsarnaev telah melindas kakaknya dengan mobil setelah peristiwa baku tembak di Watertown. Keterangan mengenai hal itu dinyatakan pihak Kepolisian Boston, bahwa Tamerlan tewas karena dilindas adiknya Dzhokhar, namun tidak diketahui apakah tindakan itu dilakukannya dengan sengaja

Konsul AS ....

mencapai go green. Jadi perlu kerjasama semua pihak termasuk warga, Kopling dan pemerhati lingkungan,” kata Rahudman. Medan menurut Rahadman, merupakan kota ketiga besar nasional untuk mendapatkan Adipura setelah Surabaya dan Palembang. Namun peluang Medan cukup besar meraih ‘Langit Biru’. “Sekarang mari kita sisihkan lengan baju untuk segera turun membersihkan lingkungan masingmasing,” katanya. Sementara itu, Konsul AS Perwakilan Sumatera Kathryn T.Crockart menyatakan bangga karena banyak warga ikut memperingati Hari Bumi dengan membersihkan lingkungan.Dia mengharapkan kegiatan itu jangan pada hari Bumi itu saja tetapi berlangsung secara berkesinambungan sehingga tercipta lingkungan yang bersih, nyaman

Albayan ....

Jawaban Sudoku: 5 3 4 1 6 7 2 8 9

7 8 2 3 9 4 6 1 5

1 6 9 8 2 5 3 7 4

2 5 6 7 4 1 8 9 3

4 1 8 9 3 2 5 6 7

3 9 7 6 5 8 1 4 2

6 7 5 2 1 9 4 3 8

9 2 1 4 8 3 7 5 6

8 4 3 5 7 6 9 2 1

pakaian). Urusan negara, bisnis, bahkan pendidikan tidak diberikan sama sekali. Bila mereka datang bulan, perempuan Yahudi disuruh tidur dalam kandang unta. Dalam kalangan Nasrani, perempuan perempuan juga bernasib sial.Mereka dianggap harta yang boleh diperjualbelikan. Raja-raja mereka menjadikan perempuan sebagai tempat pemuas hawa nafsu. Maka tidak aneh seorang raja, kadang-kadang memiliki istri yang tak terbatas. Begitu juga kondisi perempuan dalam agama Majusi, Kong Fu tsee,

SBY: Indonesia ....

pertumbuhan ekonomi rendah atau pertumbuhan ekonomi tinggi tapi sedikit kebebasan politik,” katanya. Namun kenyataannya, ia menjelaskan, demokrasi makin kuat seusai reformasi dan pertumbuhan ekonomi terus membaik selepas krisis 1998. “Kita telah mencapai demokrasi yang solid dengan tiga periode pelajaran 1999, 2004 dan 2009, dan pada saat yang sama pertumbuhan ekonomi sekitar enam persen,” kata Presiden. “Itu menunjukkan demokrasi dan pertumbuhan ekonomi dapat saling mendukung,” tambah dia. Presiden menjelaskan, ia mengadopsi empat strategi pembangunan yang meliputi pro-pertumbuhan, pro-pekerjaan, pro-pengentasan kemiskinan dan pro-lingkungan supaya penguatan demokrasi berjalan seiring dengan pertumbuhan ekonomi. Strategi yang ditunjang prinsip pertumbuhan yang berkelanjutan dan berkeadilan ini bertujuan untuk mempromosikan pembangunan

ekonomi yang seimbang dan komprehensif, jelas dia. “Saya juga mempromosikan pasar domestik yang tahan dan vibran. Strategi ini efektif tetap menjaga perekonomian Indonesia dari pelemahan ekonomi dunia,” kata Presiden. Menurut Presiden, Indonesia juga meruntuhkan mitos bahwa demokrasi dan Islam tidak bisa berjalan bersama. Sebagai negara dengan penduduk muslim terbesar di dunia, kata dia, Indonesia telah membuktikan bahwa demokrasi dapat berjalan beriringan dengan Islam. Selain itu, lanjut dia, Indonesia telah mematahkan pemikiran bahwa demokrasi membutuhkan kelas menengah yang banyak. Presiden memaparkan, saat pertama kali pemilihan umum multipartai 1999, kelas menagah Indonesia relatif kecil, sekitar 25 persen dari seluruh populasi atau sekitar 45 juta orang. Dalam dua kali pemilihan umum berikutya, para pemilih secara konsisten tinggi, ratarata 77 persen, angka pemilih tertinggi di dunia di antara

atau tidak. Hal ini disampaikan oleh kepala polisi Watertown Ed Deveau kepada Boston Globe, Minggu. Deveau menceritakan kronologi baku tembak di Watertown yang menewaskan Tamerlan tersebut. Menurutnya, insiden itu dimulai Kamis malam saat petugas mendapat laporan pembajakan mobil. Pengemudi dibiarkan selamat, namun telepon seluler pemilik mobil masih ada di dalam, memungkinkan polisi melacak sinyalnya. Dia mengatakan, kedua kakak beradik ini menggunakan dua mobil, sedan Honda Civic dan mobil Mercedes SUV yang mereka bajak. Saat dicegat polisi, keduanya melepaskan tembakan, terjadilah baku tembak kedua kubu. Deveau berkata, mungkin ada sekitar 200-300 peluru yang ditembakkan kala itu. Menurut kesaksian warga setempat, selain bunyi tembakan, terdengar juga beberapa ledakan yang bisa mengguncangkan rumah. Tidak

lama, polisi dalam jumlah besar telah memadati jalan tersebut, bertempur. Tamerlan yang menggunakan mobil Honda menembaki polisi sampai pelurunya habis. Kehabisan amunisi, polisi lantas meringkusnya. Saat berusaha diborgol, Dzhokhar yang mengendarai Mercedes SUV datang ingin melindas para polisi. Polisi berlarian namun kakaknya tergilas dan terseret. Dzhokhar keluar dari mobil dan lari. Tamerlan langsung dilarikan ke rumah sakit Beth Israel, namun nyawanya tidak tertolong. Dalam foto otopsi yang bocor ke media, terlihat pada mayat Tamerlan ada bekas luka memar merah dari dada hingga kepala. Dzhokhar tertangkap setelah dilakukan operasi besarbesaran di Watertown selama seharian Jumat pekan lalu. Dia terluka tembak, namun secara umum kondisinya masih stabil. Dia akan segera diinterogasi setelah benar-benar dinyatakan sehat. (bbc/vn/m10)

Izinkan Nazaruddin....

setiap Selasa-Kamis untuk waktu yang tidak terbatas.

Menurut Bambang, tindakan itu merupakan bagian dari komitmen penanganan dan pemberantasan korupsi. “Menkumham berharap narapidana korupsi tidak menjadikan sakit sebagai alasan yang dibuat-buat untuk keluar dari Rumah Tahanan atau Lapas,” ungkap Bambang. Sebelumnya, menurut pemeriksaan dokter di Rutan Cipinang Nazaruddin memang menderita sakit yang kemudian didiagnosa sebagai sakit batu empedu. Pada 11 April 2013, Nazaruddin berobat ke Rumah Sakit Abdi Waluyo dan sejak 20 April 2013, mantan Bendahara Umum Par tai D emokrat tersebut sudah dikembalikan ke Rutan Cipinang. Istri Nazaruddin, Neneng Sri Mulyani, pekan lalu juga dibolehkan oleh majelis hakim yang menyetujui Neneng berobat ke RS Abdi Waluyo

Jur u Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi Johan budi mengatakan bahwa kewenangan pemberian izin kepada narapidana untuk berobat berada di Kementerian Hukum dan HAM. “Memang Nazaruddin masih menjadi tersangka di KPK untuk kasus tindak pidana pencucian uang tapi kewenangan mengenai izin berada di Kemenkumham tapi kami himbau agar semua pihak agar narapidana kasus korupsi tidak diberikan treatment yang biasa,” kata Johan. Nama RS Abdi Waluyo kerap dijadikan rujukan tersangka kasus korupsi seperti Hartati Murdaya, Angelina Sondakh, M Nazaruddin, Amran Batalipu dan Neneng Sri Wahyuni, padahal KPK maupun pengadilan biasa merujuk RS Polri untuk pembantaran.

dan sehat. Terlihat, Kathryn bersama Dewi Budiati masuk ke dalam sungai mengutip satu persatu sampah berupa plastik, kayu dan lainnya. Sementara Wali Kota Rahudman Harahap menyaksikan di pinggirnya. Aksi langka ini mendapat perhatian warga yang kemudian mengikuti langkah mereka. Kepada wartawan Kathryn mengatakan sikap masyarakat yang apatis dan membuang sembarangan sampah ke dalam sungai merupakan hal selalu terjadi di mana saja. Di Amerika juga ada sikap masyarakat yang seperti itu yakni tidak merasa bersalah membuang sampah sembarangan. Namun di AS sikap mengadopsi sungai menjadi bersih merupakan tanggung jawab warga yang bekerja bergotong royong sehingga jika sudah dibersihkan, dibuat tanda di sana bahwa sungai bebas dari sampah.

Menurutnya, kalau semua warga bisa melaksanakan gotong royong dan memiliki kesadaran bersama tidak membuang sampah sembarangan, sungai bersih dan iklim lingkungan juga sehat. “Kita tetap harus ingat, tidak boleh buang sampah sembarangan,” katanya. Ia bangga masyarakat sekitar sungai di Jl. Setia Budi Pasar I mau bergotong royong membersihkan sampah. Pemerhati lingkungan Hj Dewi Budiati Teruna Jasa Said mengatakan, saat ini setiap kelurahan ada 20 orang atau komunitas peduli lingkungan, kelompok sadar lingkungan jumlahnya sekira 100.000 orang. “Sekarang juga banyak masyarakat yang sudah mengetahui cara membuat kompos sehingga sampahsampah tersebut dapat dimanfaatkan untuk pupuk organik,” kata Dewi. (m22)

dan lain-lain sebelum abad ke-8 Masehi. Bukan hanya perempuan dewasa yang teraniaya, juga anak-anak kecil, bahkan ada yang mereka bunuh atau menanam hiduphidup. Islam datang membela hak-hak perempuan, mengangkat derajat mereka di tempat terhormat. Perempuan tidak wajib mencari nafkah. Tugas mereka mengkhadam suami, dan mendidik anak-anak supaya menjadi anak saleh. Perempuan harus hidup terhormat di rumah, bukan harus menjadi pekerja keras seperti laki-laki. Tugas-

tugas rumahtangga sudah cukup bagi perempuan yang beriman. Kemudian, zaman berubah, perempuan meninggalkan fitrahnya. Mereka keluar rumah, meninggalkan anakanak dan suami. Mereka bekerja mencar i nafkah. Mereka menamakan dirinya “wanita karier”, tidak cukup dalam negeri, mereka juga bekerja di luar negeri. Mereka memburu dolar. Mungkin di segi materi mereka berkecukupan, tetapi dalam kerohanian, mereka telah mengabaikan hal-hal yang tabu baginya. Wallahu a’lam!

negara-negara demokrasi terbuka. “Itu artinya antusiasme untuk berdemokrasi tinggi di seluruh tingkatan masyarakat, baik kaya, kelas menengah dan yang miskin,” katanya. “Mereka penuh semangat mendatangi ke bilik suara karena percaya bahwa suara mereka diperhitungkan dan relevan untuk masa depan,” katanya. Indonesia, menurut dia, juga meruntuhkan mitos bahwa demokrasi akan menghancurkan persatuan. Yu d h o y o n o m e n a m bahkan, saat krisis terjadi lalu muncul reformasi, banyak kalangan yang mengatakan Indonesia akan menjadi seperti Balkan, runtuh dan bercerai berai. Namun kenyataannya, kata Presiden, demokrasi justru telah mengikat Indonesia yang majemuk lebih kuat dari sebelumnya.

MAKMUR ( Waspada): Syarifah bin Puteh, 85, seorang

5 Tewas ....

terbunuh belum disiarkan. Federal Way berada kira-kira 30 km selatan Seattle. Menurut Washington Post, peristiwa itu terjadi Minggu malam waktu setempat di sebuah komplek apartemen Federal Way, wilayah selatan Seattle. Insiden penembakan ini menambah panjang daftar korban tewas akibat senjata api di Amerika Serikat. Tahun lalu, seorang pemuda menembak sebuah SD di Connecticut yang menewaskan 27 orang, termasuk dirinya sendiri.(m10) Medan. Wali Kota Medan, menilai proses UN berjalan lancar dan berharap hingga akhir UN akan tetap lancar. Hal yang sama disampaikan Kadis Pendidikan Sumut, M Zein terkait pelaksanaan UN. “Nggak ada yang tunda, semua berjalan lancar. Sejauh ini kita belum ada terima laporan kekurangan naskah,” ujar Zein kepada wartawan usai meninjau pelaksanaan UN di SMP Negeri 1 Zein menegaskan, laporan dan informasi dari kabupaten/ kota se-Sumut yang diterimanya untuk pelaksanaan UN, baik SMP sederajat maupun SMA susulan tidak ada kendala. Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Medan, Ahmad Siregar mengatakan sebanyak 200 siswa SMPN 1 Medan dan 119 siswa SMA Asyafiyah Medan Johor yang bergabung ke sekolahnya, tidak mengalami kekurangan naskah. “Soal lengkap semua. Tidak ada yang kurang. Siswa kita juga tidak ada yang absen,” ujarnya. Ia menarget 100 persen lulus UN seperti tahun sebelumnya. Sekretaris Inspektorat

Pembunuh Siswi ....

hingga tewas,’’ kata Yustan. Untuk menghilangkan jejak, jelas Yustan, tersangka membeli satu liter bensin, dan membakar wajah serta bagian perut korban. Selanjutnya, tersangka mengirim SMS melalui telepon genggam korban ke teman dekat korban, bahwa Winda tidak pulang menginap di rumah teman. Sedangkan sepedamotor milik korban Honda Supra X 125 BK 4902 XN, dibawa kabur dan dijual seharga Rp700 ribu. Setelah itu, tersangka kabur ke Medan. “Tersangka akan dikenakan pasal berlapis (pembunuhan berencana, pemerkosaan, dan perampokan). Sedangkan penadah sepedamotor telah diamankan dan kini masih dalam pemeriksaan,” jelas Yustan. Sementara, tersangka FSM saat ditemui Waspada mengakui dia sakit hati akibat cintanya ditolak. “Saya membunuh dan membakarnya karena saya sakit hati dan ingin m e n g h i l a n g k a n j e j a k ,” katanya. Hukuman Mati Sementara itu, pihak keluarga Winda (korban) mengapresiasi kinerja Polres Asahan yang cepat menangkap tersangka. Mereka berharap tersangka dihukum mati. “Kami meminta tersangka dihukum mati,” ujar kakak korban Chorika br Manurung, saat pemakaman korban. Sebelumnya Winda Sari br Manurung, 17, siswi kelas XII, SMKN 1 Kisaran, warga Dusun VII, Desa Rawang Baru, Kec. Rawangpancaarga, Kab. Asahan, ditemukan tewas dengan kondisi bagian wajah dan badan dibakar di kebun karet Mandoran 4 Ancak B Divisi II Serbangan PT.BSP Kisaran, Minggu (21/4) pagi. Jasad itu diketahui melalui sandal dan cincin emas yang melingkar di jari manis tangan sebelah kiri.Korban menghilang sejak tiga hari sebelum ditemukan tewas. (a15)

dalam mendalami dan penyelidikan kasus, dan menelusuri jejak tersangka,” kata Kapolres Asahan AKBP Yustan Alpiani, didampingi Kasat Reskrim AKP Fahrizal, saat paparan kasus, Senin (22/4). Yustan menjelaskan, kasus itu terungkap berdasarkan keterangan teman dekat tersangka, yang sempat melihat dan menerima SMS (sort mesengger service) dari telepon genggam korban. Keterangan itu dikembangkan dan tersangka berhasil ditangkap. “Kurang lebih dari 24 jam penemuan jenazah, tersangka dapat diringkus,” kata Yustan dan menambahkan, dugaan sementara pembunuhan karena terhadap korban karena faktor sakit hati akibat cinta tersangka ditolak. Karena itu, kata Yustan, Jumat (19/4) lalu, dia membuat janji untuk mengajak korban jalan-jalan. Saat melintasi kebun karet, korban mencekik leher siswi SMK itu. ‘’Setelah korban tidak berdaya, tersangka mengaulinya layaknya suami istri, kemudian korban dicekek lagi

Dicoret Jadi Caleg ....

dan menambahkan, penyerahan nama daftar calon sementara (DCS) ke KPU hanya sukasuka. ‘’ Semua ditetapkan seseorang tidak ada hasil pleno, saya juga tim seleksi kok,” katanya. Aksi Hasanuddin ini sebagai protes kepada petinggi Partai Golkar Padanglawas Utara. Karena sudah tidak mempertimbangkan ketentuan partai. Selain itu, sesepuh Golkar di Padanglawas Utara Tongku Baleo menyayangkan sikap petinggi Partai Golkar tersebut. Aksi Hasan sempat membuat pegawai di Kantor Golkar cemas. Para pegawai di kantor berwarna kuning tersebut pulang lebih awal. Mereka kuatir aksi Hasan anarkis. (a35)

Ada-ada Saja ....

(20/4) pagi waktu setempat. Saat itu, seorang reporter TV bernama Chen Ying, tengah bersiap melangsungkan pernikahan. Ketika gempa mengguncang, Ying tak sempat ganti baju dan langsung bertugas. Dengan masih mengenakan gaun putih panjang pengantinnya, wanita itu segera menggenggam mikrofon dan memberi laporan soal gempa di depan juru kamera. Ying bahkan sempat mewawancari beberapa orang ada di sekitar lokasi gempa yang menjadi heran karena karena mereka ditanyai oleh seorang wanita dengan baju pengantin.

Selasa 23 April 2013

Nek Syarifah Tewas Digorok

Naskah MM ....

Syahrial menyatakan, naskah yang terselip itu sudah dikembalikan ke Dinas Pendidikan Kota Medan oleh Kepala Sekolah masing-masing. Setiap sekolah membuat berita acara dan ditandatangani oleh pengawas ruangan, pihak kepolisian, serta kepala sekolah tersebut. “ Tidak ada kebocoran naskah yang tercampur, karena naskah sudah diamankan ke Dinas Pendidikan Medan,” katanya. Sebelumnya Kepala SMPN 3 Medan, Nurhalimah Sibuea, menyebutkan peserta ujian di sekolah ini ada 364 peserta dan 19 ruang. Sementara, di SMPN 2 Medan, seperti disampaikan Kepsek, Muslim Lubis, peserta UN di sekolahnya mencapai 325 orang, dan siswa yang bergabung dari SMP Irafles ada 5 orang dengan 18 ruang. Wali Kota Dan Wakil Tinjau UN Sementara itu, Wali Kota Medan, Rahudman Harahap bersama Kadis Pendidikan Sumut M Zein meninjau pelaksanaan UN di SMPN 1 Me d a n , J l . B u n g a A s o k a

WASPADA

Setelah meliput selama 10 menit, Ying akhirnya kembali kepada mempelai pria untuk melanjutkan pernikahan mereka. Melalui upacara singkat Ying akhirnya resmi menikah dan langsung kembali bekerja. Aksi wanita itu menjadi populer di situs jejaring sosial China, Weibo. Banyak yang memberikan komentar positif dan pujian terhadap dedikasi tinggi sang reporter. Gempa bumi berkekuatan 6,6 pada Skala Richter itu memicu longsor dan merobohkan sejumlah bangunan. Hingga kini, korban tewas akibat gempa mencapai ratusan dan ribuan orang lainnya mengalami cedera. (net/rzl)

janda tua yang tinggal di gubuk di Dusun Blang Binieb, Desa Leubu Mesjid, Kec. Makmur, Bireuen. Senin (22/4), ditemukan jadi mayat dengan kondisi leher nyaris putus. Informasi diter ima Waspada kemarin menjelang shalat maghrib, seorang janda tua yang akrab disapa Kak Fah ditemukan war ga dalam kondisi tidak bernyawa dengan leher nyaris putus di rumahnya. Lalu, korban dibawa ke Puskesmas untuk visum. Ka k Fa h , d i t e m u k a n seorang warga saat memotong rumput untuk ternaknya. Dia melihat ternak milik korban masih terkurung dalam

kandang. Lalu, diberitahukan kepada anak korban, dan saat itu warga menjadi heboh. Ketua PMI Ranting Makmur Faisal Ali S,Ag, kepada Wa s p a d a m e n j e l a s k a n , jasad korban ditemukan di kamarnya sekira pukul 16:00, dengan kondisi leher nyaris putus seperti digorok. Namun, belum diketahui pelakunya. Kapolres Bireuen AKBP Yuri Karsono,SIK melalui Kapolsek Makmur Iptu Sufli kepada wartawan, mengatakan, melihat jasad korban dengan luka dilehernya kuat dugaan korban dibunuh, namun motifnya belum diketehui. (cb02)

Kemendikbud, Indun Basri Purba yang turut hadir memantau pelaksanaan UN di SMP 1 Medan mengatakan, UN SMP maupun SMA susulan di Sumut terlaksana sesuai harapan. “Sampai tadi malam kita pantau distribusinya sangat bagus. Laporan dari daerah semua berjalan lancar,” katanya. Sebelumnya Wakil Wali Kota Medan, Dzulmi Eldin yang meninjau pelaksanaan UN di SMPN 3 Jalan Pelajar Medan menyebutkan, pelaksanaan ujian hari pertama ini cukup lancar. Dia berharap di kabupaten lainnya di Sumut tidak ada kendala. Sebelumnya Kepala SMPN 3 Medan, Nurhalimah Sibuea, menyebutkan peserta ujian di sekolah ini ada 364 peserta dan 19 ruang. Sementara di SMPN 2 Medan, seperti disampaikan Kepsek, Muslim Lubis, peserta ujian di sekolah itu mencapai 325 dan siswa yang bergabung dari SMP Irafles ada 5 orang dengan 18 ruang. Nyasar Ketua Satuan Pengawas

Pendidikan Ujian Nasional Universitas Negeri Medan (Unimed), Prof. Khairil Ansari mengatakan persoalan yang terjadi pada ujian susulan SMA sederjat, masih terdapat berbagai persoalan akibat percetakan bekerja kurang profesional. Selain, jumlah naskah yang tertulis di sampul tidak sama dengan isi di dalam amplop besar naskah UN, soal ujian yang tidak berurutan, hingga terselipnya sejumlah soal untuk pelajar SMK, yang berjumlah 50 pertanyaan. Dia mengatakan Kemendikbud perlu mengevaluasi kinerjan percetakan yang dinilai banyak pihak tidak profesional. Dia mengatakan meski banyak kesalahan yang dilakukan pihak percetakan, tapi, panitia lokal mampu mengatasi sehingga aktivitas UN tetap berlangsung. Seperti terselipnya soal SMA untuk SMK yang terjadi di SMAN 10 Medan, untuk mengatasinya panitia terpaksa memfotocopy ulang soal ujian yang utuh dan sesuai, demi kelacaran ujian. (m37/m49)

MUI: Eyang Subur ....

mereka berhenti mengikuti Eyang Subur. MUI meminta masyarakat terutama umat Islam tidak t e r p r ov o k a s i . M U I j u g a meminta agar fatwa tersebut tidak dijadikan dalih untuk melakukan tindak kekerasan. MUI Belum Inventarisasi Majelis Ulama Indonesia (MUI) belum pernah menginventarisasi praktek-praktek perdukunan di Indonesia karena MUI bukan lembaga yang memiliki wewenang menindak. “MUI memang belum menginventarisasi praktekpraktek perdukunan yang ada di Indonesia, karena itu kalau masyarakat mengetahui langsung laporkan pada kami dan akan kami tindaklanjuti,” kata Ketua MUI, Ma’ruf Amin, di Jakarta, Senin. Dia menyatakan, MUI hanya bisa memberikan fatwa tapi tidak berwenang menindak. Maka itu proses selanjutnya akan diserahkan ke aparat berwajib yaitu kepolisian. Sedangkan MUI hanya bisa memberikan pembinaan kepada mereka yang dianggap sudah menyimpang dar i akidah agama. Seperti Eyang Subur yang telah dinyatakan MUI menyimpang dari akidah agama dan syariat Islam karena melakukan praktek perdukunan dan ramalan serta menikahi lebih dari empat perempuan.

paham dan pengamalam keagamaan Eyang Subur secara cermat, teliti dan hatihati sejak 8-20 april 2013. Tim MUI menemukan bahwa praktik keagamaan yang bertentangan dari pokokpokok syariah oleh Eyang Subur dengan menikahi wanita lebih dari empat orang dalam waktu bersamaan. Juga ditemukan adanya praktik perdukunan dan peramalan oleh Eyang Subur yang dibuktikan oleh kesaksian sejumlah orang. MUI pun meminta Eyang Subur melepaskan wanita yang selama ini berkedudukan sebagai istri kelima dan seterusnya serta menghentikan praktik perdukunan dan peramalan. Me s k i d i n i l a i t e l a h melakukan penyimpangan, namun praktik yang dilakukan Eyang Subur belum sampai pada penodaan agama, ujar Ma’ruf. “Apabila dia tidak bertobat maka MUI akan menyampaikan ini ke pihak kepolisian untuk diproses, sebab MUI tidak punya wewenang untuk mengeksekusi,” katanya. Lebih lanjut MUI meminta Eyang Subur membuat pernyataan bertaubat dan MUI akan memantau apakah ia berubah atau tidak. Terhadap pengikut Eyang Subur, MUI meminta agar

Pendaftar DPD ....

1. Muslim, SE 2. H Asyari 3. T Kamaruzzaman 4. Saifudin A Gani 5. Azhari Usman 6. Bahrum Manyak (anggota DPD RI) 7. Syamsuddin A Djalil 8. Tgk Abdurrahman BTM (anggota DPD RI) 9. Sudirman ( H Uma) 10. T Edy Faisal Rusydi 11. Mukhtar 12. Tgk. Subki El Madny MT 13. Erdarina, SP 14. H Waysul Qarani Ali 15. Drs H Ghazali Abbas Adan 16. Drs M Yusuf Ishak 17. T Abdul Muthalib 18. Ibrahim Saleh 19. Herianto 20. Tarmilin Usman (Ketua PWI Aceh) 21. Tgk Rasyidin Abdullah 22. Mursyid (anggota DPD RI) 23. Irsalina Husen Azwir, S.Ked 24. Rafly 25. Fauzan Azima. S 26. Idham, SP 27. DR H Anharudin 28. Fakhrurazi 29. Muhammad Yusuf 30. Ir H T Suriansah 31. Adnan NS 32. Drs Marhaban 33. Nazir Adam 34. HT Mukhtar Ansari 35. H. Abu Mutakhir 36. Anwar 37. Ahmad Farhan Hamid (anggota DPD RI) 38. Desleli Yanti 39. Mediati Hafni Anum 40. Fazlun Hasan. (cb01)


Berita Utama

A2

WASPADA Selasa 23 April 2013

Peringatan Hari Bumi Di Medan

Konsul AS Dan Wali Kota Bersihkan Sampah Di Sungai Waspada/Ismanto Ismail

PETUGAS Sat Pol PP Medan membawa tersangka FN, 12, dari Mapolsek Medan Baru, lalu dia dibawa ke komando Sat Pol. PP Jln. Adinegoro Medan.

Kasi Pembinaan Satpol PP Medan Dilempar Gepeng MEDAN (Waspada): Kepala Seksi Pembinaan Sat Pol PP Medan Syafrizal, S.Sos, 53, menderita luka bagian kepala akibat dilempar batu oleh FN, 12, seorang gepeng di Jln. Gatot Subroto simpang Jln. Iskandarmuda, Senin (22/4) malam. Informasi Waspada peroleh di lapangan, korban Syafrizal sedang melakukan patroli dan melihat sejumlah gepeng usia dibawah umur berkumpul dan meminta-minta di pinggir jalan dekat persimpangan traffic light di Jln. Gatot Subroto simpang Jln. Iskandarmuda Medan. Korban Syafrizal mendekati dan sekaligus melarang tersangka bersama temannya agar jangan melakukan kegiatan di pinggir jalan karena bisa mengganggu arus lalulintas. Tiba-tiba tersangka FN penduduk Jln. Bunga, Pekanbaru tidak senang dan mengambil batu langsung meleparkan sehingga mengenai kening kepala kiri

korban hingga mengeluarkan darah. Sementara tersangka bersama temannya langsung melarikan diri. Petugas kepolisian yang melintas di lokasi kejadian melihat kejadian itu langsung menangkap tersangka FN dan terus dibawa ke Mapolsek Medan Baru. Petugas Sat Pol PP Kota Medan kembali membawa tersangka ke komando Sat Pol PP Jln. Adinegoro Medan. Sedangkan korban langsung dilarikan ke RS Materna Medan untuk menjalani perawatan pada lukanya. Selesai diinterogasi, tersangka FN mengatakan, dia di Medan sudah satu bulan dan bekerja sebagai pengemis, tidurnya di jembatan penyeberang Jln. Gatot Subroto Medan. Sedangkan temannya yang ikut melakukan penyerangan petugas Sat Pol PP berinisial G, Y, A, N, B, And, hingga kini diburon polisi. (m36)

Magis Messi ... Hasilnya, pasukan Tito Vilanova langsung bangkit dan mencetak gol balasan untuk memaksakan skor 1-1 sekaligus lolos ke semifinal berkat keuntungan gol tandang. “Messi lahir dengan hadiah yang memungkinkan dia untuk menjadi yang terbaik. Dia tidak harus bekerja untuk itu, dia sudah lahir dengan magis itu,” sanjung Alves. Magis Messi itu kembali diharapkan Vilanova untuk menyelamatkan El Catalan dari keganasan serangan The Bavarians di Allianz Arena. Kolaborasi bomber berumur 25 tahun itu dengan David Villa dan Pedro Rodriguez, dijamin bakal mampu meredam nafsu menyerang Mario Gomez cs. “Saya punya hubungan yang baik dengan Messi. Orang cenderung melihat kami dengan kaca pembesar,” ucap Villa. “Kami harus berusaha keras untuk mengalahkan Bayern di semifinal. Kami tahu kekuatan mereka dan harus mengetahui bagaimana memanfaatkan kelemahan mereka,” tekad mantan penyerang Valencia itu. Menurut Franck Ribery, gelandang Bayern asal Prancis, Messi malah punya kelas tersendiri. “Messi punya level permainan, ada dia lantas sisanya diikuti pemain lain. Apa yang dia lakukan sungguh luar biasa,” pujinya melalui Telefoot. “Dia pantas mendapatkan pengakuan. Semua orang menantikan pertandingan ini. Barca tim hebat, tetapi kami tak takut kepada mereka,” pungkas Ribery. (m15/afp/goal/sw)

Dicoret Jadi Caleg, ... Penetapan dilakukan tanpa rapat pleno panitia seleksi dan langsung diserahkan kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) tanpa melalui pleno. “Saya di sini Ketua AMPG dan tim seleksi tidak bisa ikut sebagai Caleg di Golkar, kena coret,” kata Hasanuddin. Hasan menuding pencoretan dilakukan karena adanya kepentingan para petinggi Partai Golkar. Menurutnya, penetapan Bacaleg harus dilakukan menurut petunjuk pelaksanaan yang berlaku di Partai Golkar. “Iya harus sesuai Juklak noJawaban Problem Catur, mor 22 terlebih dahulu, baru diantar ke KPU,” ujar Hasan TTS Dan Sudoku dan menambahkan,penyeraDari Halaman Sport. han nama daftar calon sementara (DCS) ke KPU hanya sukasuka. ‘’ Semua ditetapkan seseJawaban Problem Catur: orang tidak ada hasil pleno, saya juga tim seleksi kok,” katanya. 1. h6, Mg5. Aksi Hasanuddin ini sebagai protes kepada petinggi Par2. MxM+, Rf7. tai Golkar Padanglawas Utara. Karena sudah tidak memper3. h7, g3. timbangkan ketentuan partai. 4. h8(M), Re6. Selain itu, sesepuh Golkar di Padanglawas Utara Tongku Ba5. Mhg7, gxf2 leo menyayangkan sikap petinggi Partai Golkar tersebut. atau Rd6. Aksi Hasan sempat mem6. Mg7-e7+mat. buat pegawai di Kantor Golkar cemas. Para pegawai di kantor (Jika 2. ...., Rf8. berwarna kuning tersebut pulang lebih awal. Mereka kuatir 3. Mg7+, Re8. aksi Hasan anarkis. (a35)

4. h7 Hitam mati

Ada-ada Saja ...

pada langkah ke-5). Jawaban TTS: TTS Topik

Politik & Hukum

Jawaban Sudoku: 5 3 4 1 6 7 2 8 9

7 8 2 3 9 4 6 1 5

1 6 9 8 2 5 3 7 4

2 5 6 7 4 1 8 9 3

4 1 8 9 3 2 5 6 7

3 9 7 6 5 8 1 4 2

6 7 5 2 1 9 4 3 8

9 2 1 4 8 3 7 5 6

8 4 3 5 7 6 9 2 1

Kisah unik ini terjadi saat gempa mengguncang kotaYa’an, Sichuan pada Sabtu (20/4) pagi waktu setempat. Saat itu, seorang reporter TV bernama Chen Ying, tengah bersiap melangsungkan pernikahan. Ketika gempa mengguncang,Ying tak sempat ganti baju dan langsung bertugas. Dengan masih mengenakan gaun putih panjang pengantinnya, wanita itu segera menggenggam mikrofon dan memberi laporan soal gempa di depan juru kamera. Ying bahkan sempat mewawancari beberapa orang ada di sekitar lokasi gempa yang menjadi heran karena karena mereka ditanyai oleh seorang wanita dengan baju pengantin. Setelah meliput selama 10 menit, Ying akhirnya kembali kepada mempelai pria untuk melanjutkan pernikahan mereka. Melalui upacara singkatYing akhirnya resmi menikah dan langsung kembali bekerja. Aksi wanita itu menjadi populer di situs jejaring sosial China, Weibo. Banyak yang memberikan komentar positif dan pujian terhadap dedikasi tinggi sang reporter. Gempa bumi berkekuatan 6,6 pada Skala Richter itu memicu longsor dan merobohkan sejumlah bangunan. Hingga kini, korban tewas akibat gempa mencapai ratusan dan ribuan orang lainnya mengalami cedera.(net/rzl)

MEDAN (Waspada): Konsul Amerika Serikat Perwakilan Sumatera Madam Kathryn T.Crockart, Wali Kota Medan Drs.H.Rahudman Harahap, aktivis lingkungan Sumatera Utara Hj.Dewi Budiati Teruna Jasa Said bersama masyarakat Medan memperingati Hari Bumi (Earth Day) dalam suatu acara bakti sosial membersihkan sampah di Sungai Selayang sekitarnya di kawasan Kompleks Perumahan Kampung Asoka, Medan Selayang Medan, Senin (22/4). Wali Kota Medan Drs.H. Rahudman Harahap dalam sambutannya mengatakan Hari Bu-

mi sangat penting diperingati untuk mengingatkan kita agar peduli terhadap lingkungan yang tidak boleh dirusak dan sekaligus sebagai upaya terhindar dari berbagai bencana. Pada acara yang turut dihadiri wakil Konsul AS Trevor Olson, Camat Medan Selayang Zul Fachmadi serta ratusan warga, Wali Kota meminta masyarakat tidak membuang sampah sembarangan, terlebih ke dalam sungai, sebab Daerah Aliran Sungai (DAS) harus tetap terjaga dengan baik. “ Pembersihan lingkungan sebagai salah satu upaya mencapai go green. Jadi perlu kerjasama semua pihak termasuk

warga, Kopling dan pemerhati lingkungan,” kata Rahudman. Menurut Rahadman, Medan merupakan kota ketiga besar nasional untuk mendapatkan Adipura setelah Surabaya dan Palembang. Namun peluang Medan cukup besar meraih ‘Langit Biru’. “Sekarang mari kita sisihkan lengan baju untuk segera turun membersihkan lingkungan masingmasing,” katanya. Sementara itu, Konsul AS Perwakilan Sumatera Kathryn T.Crockart menyatakan bangga karena banyak warga ikut memperingati Hari Bumi dengan membersihkan lingkungan. Dia mengharapkan ke-

8 Parpol Daftarkan ...

Balon DPD di KPU Sumut. Pernyataan tersebut membantah Ketua DPD Partai Demokrat Sumut, HT Milwan yang menyebutkan Salomo tidak mendaftar menjadi caleg Demokrat. 100 Bacaleg PDI P Sumut Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) juga mendaftarkan 100 Bacalegnya untuk DPRD Sumut. Ketua DPD PDI-Perjuangan Sumut, Panda Nababan didampingi sejumlah unsur pimpinan, antara lain Eddy Rangkuti, Sutarto dan lainnya, menyerahkan berkas pendaftaran kepada staf KPU Provsu. Seusai mendaftar, Panda Nababan kepada wartawan mengemukakan, 12 anggota DPRD SU yang masih aktif tetap dicalonkan kembali, kecuali Syamsul Hilal yang menjadi Bacaleg untuk DPR RI. Disebutkannya, Bacaleg dari PDI P Sumut 60 persen merupakan kader dan 40 persen lagi berasal dari kalangan professional. Disinggung tentang anggota DPR RI asal Sumut yang masih diusung maju lagi, Panda membenarkan. Nama-nama tersebut adalah Tri Tamtomo, Yasona Laoli dan Trimedya Panjaitan. PBB 95 Bacaleg Sedangkan Partai Bulan Bintang (PBB) Sumut, mendaftarkan 95 Bacalegnya di KPU Provsu. Menurut Masri Sitanggang selaku Ketua PBB Sumut, dari 95 Bacaleg PBB itu, 34 di antaranya perempuan. Sementara, untuk Bacaleg DPR RI, selain dirinya, juga dimajukan Ucha Sinulingga, kini anggota DPRD Sumut. Selain PBB, di hari terakhir pendaftaran juga hadir pimpinan PartaiGerindradanPartaiHatiNurani Rakyat (Hanura) serta Partai Keadilan Persatuan (PKP) Indonesia yang diketuai Haryanto. Rudolf M. Pardede Kehadiran Rudolf M. Par-

dede yang mantan Gubsu di KPU Provsu mendaftarkan dirinya sebagai Balon DPD RI, di kantor penyelenggara Pemilu Sumut di Jl. Perintis Kemerdekaan Medan. Rudolf M. Pardede menyampaikan dokumen/berkas 5800 dukungan dari 32 kabupaten/kota se Sumut. Seusai mendaftar, ketika ditanya alasan dan latar belakang dirinya mendaftar sebagai Balon DPD RI, Rudolf mengemukakan, masih banyak yang perlu diperjuangkan di Sumut ini. Selain Rudolf, Balon DPD RI lainnya adalah Darwin Hamonangan Lubis yang juga mendaftarkan dirinya di KPU Provsu. Tepat pukul 16:00, komisioner KPU Probsu, Nurlela Johan, mengumumkan sekaligus menyatakan pendaftaran berakhir dan ditutup. Menjawab pertanyaan, Nurlela menjelaskan, verifikasi terhadap DCS/Bacaleg Parpol dan Balon DPD RI yang didaftarkan di KPU Provsu, segera dilakukan. Menurutnya, verifikasi untuk Balon DPD RI mulai, Selasa (23/4) hingga 2 Mei 2013, sedangkan verifikasi Bacaleg Parpol mulai, Selasa (23/4) hingga 6 Maei 2013. Setelah verifikasi, maka diperkirakan dua berikutnya akan disampaikan kepada masing-masing Parpol dan Balon DPD. Hingga hari terakhir, Balon DPD RI yang mendaftar di KPU Provsu 29 orang, sedang-kan periode lalu menurut data diperoleh, lebih 30 orang mendaftar sebagai Balon DPD. (m34)

Sedangkan Balon anggota DPD RI yang mendaftar antara lain. Rudolf M. Pardede, Nagasakti Peranginangin, Ibrahim Sakty Batubara, Badikenita Br. Sitepu, Manambus Sitanggang, Eddy GP Manurung, Binrot Rajagukguk, Saroziduhu Zebua, Haris, Darwin, Syamsul Anwar Harahap, Darwin Hamonangan Lubis , Mukhlis, Rahmat Hidayat, Togu Harlem Lumbanraja dan Edison Sianturi. Pendaftaran 100 Bacaleg Partai Nasdem Sumut langsung oleh Ali Umri selaku ketua DPW Partai Nasdem Sumut didampingi sejumlah unsur pengurus lainnya. Ali Umri mengemukakan, dari 100 Bacaleg yang didaftarkan, keterwakilan perempuan 37 persen. ‘’ Nasdem Sumut menargetkan 30 persen perolehan kursi di tingkat provinsi, kabupaten/kota dan di DPR RI,’’ katanya dan minta seluruh kader partai merapatkan barisan, turun dan mendekatkan diri pada masyarakat. “Nasdem telah membuat pedoman bagaimana meraih suara terbanyak di Provinsi Sumatera Utara,” kata Ali Umri. Selain caleg dari internal partai, kata Ali Umri, ada caleg berasal dari partai lain. Setidaknya Bacaleg berasal dari partai lain 35 persen hingga 40 persen. Salomo Ke Gerindra Kader Partai Demokrat, Salomo TR Pardede pindah partai dalam Pemilu Legislatif 2014. Hal ini dilakukannya karena dicoret dari bakal calon legislatif (Bacaleg) Partai Demokrat. “Saya dizalimi, Pekan lalu saya masih ikut rapat penyusunan Daftar Calon Sementara, tapi Sabtu pagi, nama saya dicoret karena dituduh saya mendaftar ke Gerindra,” katanya, usai mendampingi Rudolf Pardede mendaftar sebagai

Presiden: Indonesia ... Sebagai negara dengan penduduk muslim terbesar di dunia, kata dia, Indonesia telah membuktikanbahwademokrasidapat berjalanberiringandenganIslam. Selainitu,lanjutdia,Indonesia telah mematahkan pemikiran bahwa demokrasi membutuhkankelasmenengahyangbanyak. Presiden memaparkan, saat pertama kali pemilihan umum multipartai1999,kelasmenengah Indonesia relatif kecil, sekitar 25 persen dari seluruh populasi atau sekitar 45 juta orang. Dalam dua kali pemilihan umum berikutnya, para pemilih secara konsisten tinggi, rata-rata 77 persen, angka pemilih tertinggi di dunia di antara negara-negara demokrasi terbuka.

Anak Kami Dijebak ... mengatakan kepada para wartawan Senin (22/4), bahwa sang ayah berencana terbang ke AS Rabu (24/4). Zubeidah mengatakan keluarga akan berusaha membawa kembali mayat anak sulung mereka ke Rusia. Putra sulung mereka, Tamerlan Tsarnaev, tewas dalam satu tembak menembak dengan polisi. Putra mereka yang berusia 19 tahun, Dzhokhar kemudian tertangkap hidup-hidup namun dalam keadaan luka parah.

Dzhokar Sadar ... Quijano juga menambahkan adanya dugaan bahwa Tsarnaev dimanipulasi oleh kakaknya, Tamerlan. Jika dugaan itu benar, hukuman untuk Tsarnaev mungkin akan diturunkan. Tsarnaev akan menjalani persidangan di pengadilan federal. Sejak tahun 1988, hanya ada tiga orang yang mendapatkan hukuman mati dari pengadilan federal AS. Salah satunya adalah pelaku pengeboman Oklahoma tahun 1995 silam, Timothy McVeigh. Aksi McVeigh menyebabkan 168 orang tewas dan ratusan lainnya luka-luka. Serangan bom Boston sendiri menimbulkan tiga korban jiwa. Namun banyak korban yang mengalami luka parah akibat serangan tersebut. Pada saat negara bagian Massachusetts tenang setelah serangan atas Boston Marathon tepat satu minggu yang lalu, tersangka tunggal yang masih hidup tetap dirawat di rumah sakit dengan kondisi tenggorokannya yang mengalami luka parah. Dia

Baku Tembak ...

“Ituartinyaantusiasmeuntuk berdemokrasi tinggi di seluruh tingkatan masyarakat, baik kaya, kelas menengah dan yang miskin,” katanya. “Mereka penuh semangat mendatangi ke bilik suara karena percaya bahwa suara mereka diperhitungkandanrelevanuntuk masa depan,” katanya. Indonesia, menurut dia, juga meruntuhkan mitos bahwa demokrasi akan menghancurkan persatuan.Yudhoyono menambahkan, saat krisis terjadi lalu muncul reformasi, banyak kalanganyangmengatakanIndonesia akan menjadi seperti Balkan, runtuh dan bercerai berai. Namun kenyataannya, kata Presiden, demokrasi justru telah mengikat Indonesia yang majemuk lebih kuat dari sebelumnya.

Dalampencariandikompleks tersebut, polisi menemukan pria keempat yang tewas di satu apartemen dan seorang wanita terbunuhdiapartemenlainnya.Schrock mengatakan polisi mencoba untuk memastikan apakah wanita tersebut secara kebetulan terkena serangan. Delapan petugas melepaskan tembakan, kata Schrock. Belum ada penjelasan penyebab penembakan. “Kami melanjutkan pencarian dari pintu ke pintu dengan harapankamidapatmenemukan beberapa saksimata tambahan dan kami juga berharap tidak akan menemukan lagi korban,” kata Schrock. Setelah polisi membanjiri lokasi itu dan melakukan pencarian di kawasan itu, pihak berwenang mengatakan mereka tidak berpikir penembak lain masih gentayangan atau masih ada ancaman lain terhadap publik. Tidak ada laporan tentang petugas yang cedera. Nama-nama dari kelima orang yang terbunuh belum disiarkan. (m10)

Dijebak FBI Anzor Tsarnaev dalam wawancara Senin menegaskan, kedua anaknya, Tamerlan dan Dzhokhar, tidak bersalah dan kemungkinan dijebak FBI, yang mengintai mereka sejak lama. “Mereka hanya ingin menempatkan Tamerlan dan Dzhokhar sebagai orang pada waktu dan tempat yang salah,” kata Anzor Tsarnaev ketika dihubungi lewat telefon oleh harian Komsomolskaya Pravda di Rusia. Anzor mengatakan sebelum dituduh sebagai tersangka pengebom, rencana kedua anaknya adalah

kembali dan bekerja di Rusia. Menurut Anzor, kedua putranya sedang belajar dan bekerja di AS. Anzor mengatakan putra pertamanya Tamerlan sempat berbicara dengannya lewat telefon pasca-pengeboman terjadi. Saat itu, Tamerlan mengaku menerima telefon dari polisi yang mengatakan dirinya adalah tersangka. “Tamerlan sedang mengantar Dzhokhar ke sekolah ketika polisi mulai menembaki mereka, ini adalah jebakan, perintah politik, sebuah aksi panggung Hollywood,” katanya.

masih belum dapat menyampaikan keterangan secara lisan apa yang berada di dalam pikirannya mengenai hari ketika dia bersama kakaknya mengebom acara marathon tersebut yang menewaskan tiga orang dan melukai lebih dari 170 lainnya. Tersangka Dzhokhar dikabarkan sudah mulai sadar setelah menjalani operasi atas lukaluka yang dideritanya. Dia dilaporkan merespons interogasi dengan pihak berwenang dan menjawab pertanyaan dengan tulisan. Pemuda berusia 19 tahun itu saat ini sudah sadar dan mulai menuliskan jawaban yang ditanyakannya kepada oleh petugas berwenang setempat. Sebelumnya Dzhokhar dikabarkan tidak bisa berbicara karena menderita luka tembak pada bagian lehernya. Dilindas adiknya Sementara itu, ada yang menyebutkan Tamerlan Tsarnaev telah melindas kakaknya dengan mobil setelah peristiwa baku tembak di Watertown. Keterangan mengenai hal itu dinya-

takan pihak Kepolisian Boston, bahwa Tamerlan tewas karena dilindas adiknya Dzhokhar, namun tidak diketahui apakah tindakan itu dilakukannya dengan sengaja atau tidak. Hal ini disampaikan oleh kepala polisi Watertown Ed Deveau kepada Boston Globe, Minggu. Deveau menceritakan kronologi baku tembak di Watertown yang menewaskan Tamerlan tersebut. Menurutnya, insiden itu dimulai Kamis malam saat petugas mendapat laporan pembajakan mobil. Pengemudi dibiarkan selamat, namun telepon seluler pemilik mobil masih ada di dalam, memungkinkan polisi melacak sinyalnya. Dia mengatakan, kedua kakak beradik ini menggunakan dua mobil, sedan Honda Civic dan mobil Mercedes SUV yang mereka bajak. Saat dicegat polisi, keduanya melepaskan tembakan, terjadilah baku tembak kedua kubu. Deveau berkata, mungkin ada sekitar 200-300 peluru yang ditembakkan kala itu. (bbc/vn/m10)

giatan itu jangan pada hari Bumi itu saja tetapi berlangsung secara berkesinambungan sehingga tercipta lingkungan yang bersih, nyaman dan sehat. Kathryn bersama Dewi Budiati masuk ke dalam sungai mengutip satu persatu sampah berupa plastik, kayu dan lainnya. Sementara Wali Kota Rahudman Harahap menyaksikan di pinggirnya. Aksi langka ini mendapat perhatian warga yang kemudian mengikuti langkah mereka. Kepada wartawan Kathryn mengatakan sikap masyarakat yang apatis dan membuang sembarangan sampah ke dalam sungai merupakan hal selalu terjadi di mana saja. Di Amerika juga ada sikap masyarakat yang seperti itu yakni tidak merasa bersalah membuang sampah sembarangan. Namun di AS sikap mengadopsi sungai menjadi bersih merupakan tanggung jawab warga yang bekerja bergotong royong sehingga jika sudah dibersihkan, dibuat tanda di sana bahwa sungai bebas dari sampah. Menurutnya, kalau semua warga bisa melaksanakan gotong royong dan memiliki kesadaran bersama tidak membuang sampah sembarangan, sungai bersih dan iklim lingkungan juga sehat. “Kita tetap harus ingat, tidak boleh buang sampah sembarangan,” katanya. Ia bangga masyarakat sekitar sungai di Jl. Setia Budi Pasar I mau bergotong royong membersihkan sampah. Pemerhati lingkungan Hj Dewi Budiati Teruna Jasa Said mengatakan, saat ini setiap kelurahan ada 20 orang atau komunitas peduli lingkungan, kelompok sadar lingkungan jumlahnya sekira 100.000 orang. “Sekarang juga banyak masyarakat yang sudah mengetahui cara membuat kompos sehingga sampah-sampah tersebut dapat dimanfaatkan untuk pupuk organik,” kata Dewi. (m22)

Naskah MM Nyelip ... Medan Rahudman Harahap bersama Kadis Pendidikan Sumut M Zein meninjau pelaksanaan UN di SMPN 1 Medan, Jl. Bunga Asoka Medan. Wali Kota Medan, menilai proses UN berjalan lancar dan berharap hingga akhir UN akan tetap lancar. Hal yang sama disampaikan Kadis Pendidikan Sumut, M Zein terkait pelaksanaan UN. “Nggak ada yang tunda, semua berjalan lancar. Sejauh ini kita belum ada terima laporan kekurangan naskah,” ujar Zein kepada wartawan usai meninjau pelaksanaan UN di SMP Negeri 1. Zein menegaskan, laporan dan informasi dari kabupaten/ kota se-Sumut yang diterimanya untuk pelaksanaan UN, baik SMP sederajat maupun SMA susulan tidak ada kendala. Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Medan, Ahmad Siregar mengatakansebanyak200siswaSMPN 1 Medan dan 119 siswa SMA Asyafiyah Medan Johor yang bergabung ke sekolahnya, tidak mengalami kekurangan naskah. “Soal lengkap semua. Tidak

Fadly Nurzal Maju ... ‘’Saya berterima kasih kepada DPP PPP telah mempercayai dirinya menjadi bakal calon legislatif untuk DPR RI dari daerah pemilihan Sumut 3,’’ tutur Fadly usai menyerahkan Daftar Caleg Sementara (DCS) dari PPP untuk DPRD Sumut di KPUD Sumut Jl. Perintis Kemerdekaan Medan, Senin (22/4). Menurut Fadly, keikutsertaannya menjadi caleg DPR RI tersebut berdasarkan pertimbangan yang kuat, baik secara internal kepartaian maupun internal berupa kepentingan Sumut. Secara internal, pencalonannya sebagai anggota DPR RI disebabkan telah dua kali menjadi anggota DPRD Sumut serta dua kali menjadi pimpinan parpol berlambang Kabah itu. Untuk menciptakan regenerasi legislatif di lingkungan PPP Sumut dan regenasi di kepengurusan PPP Sumut, sangat wajar jika ia melanjutkan kiprah politik di tingkat nasional. Proses seperti itu dianggap lazim di lingkungan, apalagi kepengurusan pusat dibawah kepemimpinan H Suryadharma Ali juga memberikan izin baginya untuk berkiprah di DPR RI.

Waspada/Aidi Yursal

KONSUL AS Perwakilan Sumatera Kathryn Crockart dan Wali Kota Medan Drs.H.Rahudman Harahap pada acara Hari Bumi dengan membersihkan bantaran sungai di Jl. Setia Budi Pasar I Medan, Kec. Medan Selayang Senin (22/4).

Pembunuh Siswi ... Yustan menjelaskan, kasus itu terungkap berdasarkan keterangan teman dekat tersangka, yang sempat melihat dan menerima SMS dari telepon genggam korban. Keterangan itu dikembangkan dan tersangka berhasil ditangkap. “Kurang lebih dari 24 jam penemuan jenazah, tersangka dapat diringkus,” kata Yustan dan menambahkan, dugaan sementara pembunuhan karena terhadap korban karena faktor sakit hati akibat cinta tersangka ditolak. Karena itu, kata Yustan, Jumat (19/4) lalu, dia membuat janji untuk mengajak korban jalan-jalan. Saat melintasi kebun karet, korban mencekik leher siswi SMK itu. ‘’ Setelah korban tidak berdaya, tersangka mengaulinya layaknya suami istri, kemudian korban dicekik lagi hingga tewas,’’ kata Yustan. Untuk menghilangkan jejak, jelas Yustan, tersangka membeli satu liter bensin, dan membakar wajah serta bagian perut korban. Selanjutnya, tersangka mengirim SMS melalui telepon genggam korban ke teman dekat korban, bahwa Winda tidak pulang menginap di rumah teman. Sedangkan sepedamotor milik korban Honda Supra X 125 BK 4902 XN, dibawa kabur dan dijual seharga Rp700 ribu.Setelah itu, tersangka kabur ke Medan. “Tersangka akan dikenakan pasal berlapis (pembunuhan berencana, pemerkosaan, dan perampokan). Sedangkan penadah sepedamotor telah diamankan dan kini masih dalam pemeriksaan,” jelas Yustan.Sementara, tersangka FSM saat ditemuiWaspada mengakui diasakithatiakibatcintanyaditolak.“Sayamembunuhdanmembakarnya karena saya sakit hati dan ingin menghilangkan jejak,” katanya. Hukuman Mati Pihak keluarga Winda (korban) mengapresiasi kinerja Polres Asahan yang cepat menangkap tersangka. Mereka berharap tersangka dihukum mati. “Kami meminta tersangka dihukum mati,” ujar kakak korban Chorika br Manurung, saat pemakaman korban. SebelumnyaWinda Sari br Manurung, 17, siswi kelas XII, SMKN 1 Kisaran, warga Dusun VII, Desa Rawang Baru, Kec. Rawangpancaarga, Kab. Asahan, ditemukan tewas dengan kondisi bagian wajah dan badan dibakar di kebun karet Mandoran 4 Ancak B Divisi II Serbangan PT.BSP Kisaran, Minggu (21/4) pagi. (a15) ada yang kurang. Siswa kita juga tidak ada yang absen,” ujarnya. Ia menarget 100 persen lulus UN seperti tahun sebelumnya. Sekretaris Inspektorat Kemendikbud, Indun Basri Purba yang turut hadir memantau pelaksanaan UN di SMP 1 Medan mengatakan, UN SMP maupun SMA susulan di Sumut terlaksana sesuai harapan. “Sampai tadi malam kita pantau distribusinya sangat bagus. Laporan dari daerah semua berjalan lancar,” katanya. SebelumnyaWakilWali Kota Medan, Dzulmi Eldin yang meninjau pelaksanaan UN di SMPN 3 Jalan Pelajar Medan menyebutkan, pelaksanaan ujian hari pertama ini cukup lancar. Dia berharap di kabupaten lainnya di Sumut tidak ada kendala. Sebelumnya Kepala SMPN 3 Medan, Nurhalimah Sibuea, menyebutkan peserta ujian di sekolah ini ada 364 peserta dan 19 ruang. Sementara di SMPN 2 Medan, seperti disampaikan Kepsek, Muslim Lubis, peserta ujian di sekolah itu mencapai 325 dan siswa yang bergabung dari SMP Irafles ada 5 orang dengan

Nyasar Ketua Satuan Pengawas Pendidikan Ujian Nasional UniversitasNegeriMedan(Unimed), Prof. Khairil Ansari mengatakan persoalan yang terjadi pada ujian susulan SMA sederjat, masih terdapat berbagai persoalan akibat percetakan bekerja kurang profesional. Selain, jumlah naskah yang tertulis di sampul tidak sama dengan isi di dalam amplop besar naskah UN, soal ujian yang tidak berurutan, hingga terselipnya sejumlah soal untuk pelajar SMK, yang berjumlah 50 pertanyaan. Dia mengatakan Kemendikbud perlu mengevaluasi kinerjan percetakan yang dinilai banyak pihak tidak profesional. Dia mengatakan meski banyak kesalahan yang dilakukan pihak percetakan, tapi, panitia lokal mampu mengatasi sehingga aktivitas UN tetap berlangsung. Seperti terselipnya soal SMA untuk SMK yang terjadi di SMAN 10 Medan, untuk mengatasinya panitia terpaksa memfotocopy ulang soal ujian yang utuh dan sesuai, demi kelacaran ujian. (m37/m49)

Sedangkan secara eksternal, pencalonannya sebagai anggota DPR RI itu berhubungan dengan upaya memperkuat performa Sumut di tingkat nasional. Sebagai warga yang mencintai semua, seluruh lapisan masyarakat harus memiliki skenario khusus untuk membangun kekuatan di tingkat nasional untuk mempercepat pertumbuhan Sumut. Sebagai politisi dan mantan aktivis, Fadly Nurzal selalu berupaya untuk menawarkan pemikiran penyatuan kekuatan untuk membangun Sumut itu melalui diskusi yang sering dilakukan di luar partai selalu menawarkan pemikiran itu. “Saya memaksimalkan melalui PPP, teman-teman yang lain melakukan di tempat mereka,” kata Fadly. Fadly juga mengatakan, untuk DPRD Sumut, PPP mengajukan bakal caleg sebanyak 94 orang dengan jumlah keterwakilan perampuan yang persentasenya terpenuhi sesuai ketentuan KPU. Dalam daftar bakal caleg yang diajukan itu, PPP tidak ada memasukkan politisi dari parpol lain atau disebabkan ketatnya proses seleksi dan persyaratan yang ditetapkan. Selain kapabilitas calon,

nama-nama yang dimasukkan dalam DCS tersebut juga harus memiliki kesamaan persepsi dan komitmen dengan PPP sehingga tujuan parpol itu dapat direalisasikan. PPP Sumut tidak menetapkan target dalam Pemilu 2014. “Kami tidak menetapkan target tetapi lebih memperkuat konsolidasi,” sebut Fadly. Selain kapasitas dan kesamaan persepsi, Fadly mengakui jika bakal caleg yang diusulkan tersebut banyak dari kalangan generasi muda yang telah melalui berbagai proses seleksi dan pengkaderan secara internal. Dalam 10 tahun terakhir, PPP Sumut memberikan ruang yang cukup luas dalam regenerasi partai, baik di kepengurusan partai mau pun lembaga legislatif . Untuk mendapatkan kader muda yang berkomitemen, pihaknya selalu memberikan penguatan dengan training kaderisasi dengan memanfaatkan kader-kader muda yang memiliki jaringan dan kapa-sitas. “Namun tidak sekedar muda, tetapi ada kompetensi berupa kapasitas dan jaringan. Kalau sekadar muda tanpa kompetensi, kami coret,” katanya. (m46/m34)

Al Bayan ... dapur (urusan masak makanan), dan sumur (tugas cuci pakaian). Urusan negara, bisnis, bahkan pendidikan tidak diberikan sama sekali. Bila mereka datang bulan, perempuan Yahudi disuruh tidur dalam kandang unta. Dalam kalangan Nasrani, perempuan juga bernasib sial.Mereka dianggap harta yang boleh diperjualbelikan. Raja-raja mereka menjadikan perempuan sebagai tempat pemuas hawa nafsu. Maka tidak aneh seorang raja, kadang-kadang memiliki istri yang tak terbatas. Begitu juga kondisi perempuan dalam agama Majusi, Kong Futsee, dan lain-lain sebelum abad ke-8 Masehi. Bukan hanya perempuan dewasa yang teraniaya, juga anakanak kecil, bahkan ada yang mereka bunuh atau menanam hidup-hidup.

18 ruang .

Islam datang membela hak-hak perempuan, mengangkat derajat mereka di tempat terhormat. Perempuan tidak wajib mencari nafkah. Tugas mereka mengkhadam suami, dan mendidik anak-anak supaya menjadi anak saleh. Perempuan harus hidup terhormat di rumah, bukan harus menjadi pekerja keras seperti laki-laki. Tugas-tugas rumahtangga sudah cukup bagi perempuan yang beriman. Kemudian, zaman berubah, perempuan meninggalkan fitrahnya. Mereka keluar rumah, meninggalkan anak-anak dan suami. Mereka bekerja mencari nafkah. Mereka menamakan dirinya “wanita karier”, tidak cukup dalam negeri, mereka juga bekerja di luar negeri. Mereka memburu dolar. Mungkin di segi materi mereka berkecukupan, tetapi dalam kerohanian, mereka telah mengabaikan halhal yang tabu baginya. Wallahu a’lam!


WASPADA

A3

Selasa, 23 April 2013

Waspada/dianw

MENTERI Negara Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Linda Amalia Gumelar saat memeriksa barisan pada acara apel bersama Wanita TNI, Polwan dan Segenap Komponen Bangsa Wilayah Garnisun I di Lapangan Silang Monas Jakarta, Senin (22/4) pagi. Apel tahunan dimaksudkan untuk memperingati semangat RA Kartini dan bertema ‘Melalui apel bersama Wanita TNI, Polwan dan Segenap Komponen Bangsa Siap Meningkatkan Soliditas dan Sinergitas Guna Mewujudkan Pertahanan Negara yang Tangguh’.

Perempuan Masih Kurang Berani Tampil JAKARTA (Waspada): Meski emansipasi dan program kesetaraan gender sudah mengemuka, perempuan Indonesia belum terbebas dari subordinasi yang membelenggu. Hal itu dapat dilihat lewat kenyataan bahwa perempuan masih kurang berani tampil dan menyatakan pendapat, aspirasi dan kepeduliannya pada berbagai persoalan bangsa. Perempuan masih canggung dan ragu- untuk memimpin, sebab iklim sosial budaya belum sepenuhnya mendukung upaya meningkatkan harkat dan martabat perempuan. “Masih terdapat cara pandang masyarakat yang membedakan perempuan dengan laki-laki. Kondisi itu membuat perempuan Indonesia, sampai saat ini masih berada dalam bayang-bayang budaya patriarki,” kata Menteri Negara Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Menneg PP dan PA) Linda Amalia Gumelar saat memberikan sambutan sebagai inspektur upacara apel bersama Wanita TNI, Polwan dan Segenap Komponan Bangsa di Silang Monas Jakarta, Senin (22/4). Upacara dimaksudkan sebagai peringatan semangat RA Kartini tersebut dihadiri ribuan Wanita TNI dan Polwan di wilayah Garnisun I Jakarta, tokoh perempuan, LSM pemerhati perempuan, sejumlah menteri serta pemimpin lembaga terkait. Padahal, kata Linda, perempuan dapat berperan lebih jauh sebagai kekuatan ekonomi, sosial, budaya, politik, dan pertahanan keamanan yang nyata. Hal itu tentu saja harus didukung oleh Sumber Daya Manusia (SDM) yang berkualitas, menguasai ilmu pengetahuan dan teknologi. “Sebagai penggerak pembangunan nasional, perempuan akan lebih berpotensi jika dipadukan dengan upaya pemenuhan aspirasi, kebutuhan dan kepentingannya ke dalam gerak pembangunan bangsa,” kata Linda. Salah satu yang paling penting dan harus segera dilakukan oleh pemerintah adalah pengembangan iklim sosial budaya yang mendukung perempuan dalam berkarya cipta. Perempuan harus diberi ruang gerak yang luas untuk mengembangkan kemampuannya melalui peningkatan pengetahuan, keahlian, dan keterampilan. “Tentu saja dengan tetap memperhatikan kodrat serta harkat dan martabat kaum perempuan itu sendiri,” tandas menteri. Ditambahkan Linda, peningkatan peran aktif perempuan dalam pembangunan itu ditujukan untuk mengurangi kesenjangan dalam persamaan hak, kesempatan, serta tanggung jawab dan peranannya dalam kehidupan berkeluarga, bermasyarakat, berbangsa dan bernegara. “Keinginan itu juga mengandung makna, perempuan dapat berkarir seperti apa yang diinginkannya. Namun tidak

Waspada/Dianw

20 ANGGOTA brigade motor polisi wanita Polda Metro Jaya melakoni atraksi motor ekstrem dalam gladi bersih perayaan HUT Kartini, Senin (22/4) di Silang Monas, Jakarta.Para polwan melakukan berbagai formasi. Mereka bahkan berdiri di atas sepeda motor yang melaju kencang.

Waspada/Dianw

untuk melupakan kodratnya sebagai ibu, isteri dan anggota masyarakat dari lingkungannya,” tegas Linda. Pada kesempatan itu, Linda menyampaikan terima kasih dan penghargaan yang tinggi atas terlaksananya apelWanita TNI dan Polwan. Kegiatan tersebut, dikatakan Linda, dapat memotivasi perempuan Indonesia untuk tampil lebih baik dalam setiap gerak pem-bangunan, khususnya dalam upaya membela negara. “Dengan meneladani jiwa dan semangat R.A Kartini saya mengharapkan para wanita TNI dan Polwan dapat menjadi motor penggerak dalam pembangunan di lingkungan sekitar dan peka terhadap lingkungannya,” tandas Linda.(dianw)


Luar Negeri HRW: Myanmar Lakukan ‘Pemusnahan Etnis’ A4

BANGKOK, Thailand (Antara/AFP): Myanmar mengobarkan ‘upaya pemusnahan etnis’ terhadap warga Rohingya, kata organisasi pengawas hak asasi terkemuka Senin (22/4), merujuk pada bukti kuburan massal dan pemindahan paksa. Warga Rohingya, yang ditolak menjadi warga negara Myanmar atau dikenal juga sebagai Burma oleh Barat, mengalami kejahatan terhadapkemanusiaan,termasuk pembunuhan,penganiayaan,pengusirandanpemindahanpaksa, kata organisasi hak asasi manusia berbasis di New York, Human Rights Watch (HRW). Pejabat Myanmar, tokoh masyarakat dan biksu Buddha mengorganisasi dan mendorong massa dengan dukungan pasukan keamanan negara untuk melakukan serangan terkoordinasi pada desa-desa Muslim pada Oktober di negara bagian barat Rakhine, kata HRW. “Pemerintah Burma terlibat dalam kampanye penghapusan etnisterhadapRohingyayangberlanjut hingga hari ini melalui penolakan bantuan dan pembatasan gerakan,” kata wakil direktur Asia HRW Phil Robertson.

HRW mencatat bahwa sekalipun penghapusan etnis bukan istilah hukum formal, namun hal itu secara umum didefinisikan sebagai kebijakan oleh satu kelompok etnis atau agama untuk menghilangkan kelompok lain darisuatudaerahtertentudengan cara-cara kekerasan dan teror inspiratif. Di Rakhine, lebih dari 125.000 warga Rohingya dan Muslim lainnya telah dipaksa pengungsi, ditolak aksesnya kepada bantuan kemanusiaan dan tidak dapat kembali ke rumah, kata kelompok itu. Setidaknya 180 orang tewas dalam dua ledakan aksi kekerasan Buddha-Muslim di RakhinesejakJuni2012,menurutangka resmi, namun kelompok-kelompokHAMpercayaangkasebenarnya jauh lebih tinggi. Dalam laporan yang didasarkanpadalebihdari100wawancara, HRW mengklaim telah me-

nemukan bukti empat lokasi kuburan massal di Rakhine, dan menuduh pasukan keamanan mencobauntukmenghancurkan bukti kejahatan. Dalam satu contoh pada bulan Juni, katanya, sebuah truk pemerintah membuang 18 mayat setengahtelanjangdidekatsebuah

kamp pengungsi Rohingya sebagai upaya untuk menakut-nakuti mereka agar meninggalkan tempat itu secara permanen. Ribuan warga Rohingya telah melarikan diri dari Myanmar sejak Juni menggunakan kapal reyot,sebagianbesardiyakinimenuju Malaysia. Myanmar me-

mandang sekitar 800 ribu warga Rohingya sebagai imigran ilegal asalBangladesh.Kelompokwarga Muslim lain juga menjadi target dalam aksi kekerasan bulan lalu di Myanmar tengah, yang mana sedikitnya 43 orang tewas. Di Rakhine, HRW menuduh otoritas pemerintah menghan-

WASPADA Selasa 23 April 2013

2 Balita Tewas Terpanggang Dalam Kebakaran 100 Rumah Di Filipina

curkan masjid dan melakukan penangkapanmassaldenganaksi kekerasan.Organisasiitujugamengatakanbahwapasukankeamanan “mendiamkan atau membantu” warga Buddha menyerang komunitas Muslim. Tidak ada reaksi segera dari pemerintah Myanmar.

4 Marinir Tewas Akibat Ledakan Bom Di Thailand Selatan PATTANI, Thailand (AP): Para petugas mengatakan empat Marinir terbunuh ketika satu bom rakitan meledak pada saat mereka memeriksanya di satu pangkalan di daerah bergolak Thailand Selatan. Kpt. Somkiat Ponprayun mengatakan Regu Penjinak Bom yakin mereka telah membungkam bahan peledak tersebut, yang ditemukan Senin (22/4) di sebuah jalan di distrik Bacho di provinsi Narathiwat. Dia mengatakan para petugas juga menemukan satu spanduk dengan pesan menentang perundingan damai yang sekarang sedang dilakukan antara pemerintah dan kelompok pemberontak. Somkiat mengatakan Marinir mengambil bom tersebut membawanya ke pangkalan untuk mempelajarinya, namun bahan peledak itu meledak. Dia mengatakan kemungkinan bom tersebut memiliki pemicu kedua.Empat Marinr tewas dan enam lainnya cedera akibat ledakan tersebut. Lebih dari 5.000 orang terbunuh di tiga provinsi paling selatan Thailand sejak meletusnya pemberontakan tahun 2004. (m10)

Pakistan Tolak Seret Musharraf Ke Pengadilan ISLAMABAD, Pakistan (Antara/AFP): Pemerintah sementara Pakistan Senin (22/4) menolak untuk menyeret mantan penguasa militer Pervez Musharraf ke pengadilan atas tuduhan pengkhianatan, dengan alasan hal tersebut bukan menjadi mandat mereka. Langkah tersebut akan membuat Musharraf sedikit bernafas lega, setelah ia dikenai tahanan rumah selama proses hukum atas dua dari tiga kasus yang dituduhkan selama masa pemerintahannya pada 1999-2008. Pemerintahan sementara yang mulai berjalan bulan lalu, akan membawa negara berpenduduk 180 juta ini menuju pemilihan umum pada 11 Mei. Pemerintah sementara ini akan dibubarkan setelah terbentuknya pemerintah baru hasil pemilu. “Menimbang atau memulai suatu kasus hukum berdasar artikel 6 konstitusi merupakan suatu langkah yang bukan menjadi mandat pemerintah sementara,” katanya dalam sebuah pernyataan kepada pengadilan. Pernyataan tersebut dibacakan saat Mahkamah Agung mendengar petisi dari para pengacara yang memohon agar Musharraf diadili atas tudingan pengkhianatan karena telah menumbangkan konstitusi. Di Pakistan, hanya negara yang bisa membuat dakwaan pengkhianatan, dengan ancaman hukuman mati. Pemerintah mengatakan, harus‘membatasi diri untuk mengerjakan hal-hal rutin’ dan ‘tetap pada posisi status quo’ menunggu pemerintahan hasil pemilu. “Seperti pada umumnya, pemerintah sementara hendaknya menghindari untuk mengambil langkah kontroversial dan tidak masuk dalam proses yang tidak bisa diulang lagi oleh pemerintahan terpilih,” katanya.

AS: Separuh Dari Tahanan Guantanamo Mogok Makan WASHINGTON, AS (Antara/AFP): Lebih setengah dari 166 tahanan penjara militer Guantanamo yang dikelola oleh Amerika Serikat telah melakukan aksi mogok makan untuk memprotes penahanan tanpa batas waktu mereka, kata seorang pejabat. Ada sekitar 84 narapidana yang menolak makanan, termasuk 16 orang yang bergantung pada pipa makanan atau sonde, lima di antaranya dirawat di rumah sakit, kata Letkol Samuel House dalam sebuah pernyataan Minggu (21/4), seraya menambahkan bahwa tidak ada yang mengalami ‘kondisi yang mengancam jiwa.’ House mengatakan bahwa baru-baru ini, Jumat, ada sekitar 63 narapidana yang menolak untuk makan. Pada Selasa pekan lalu hanya 45 narapidana turut ambil bagian. Para pemogok makan memprotes penahanan mereka yang tanpa dakwaan atau persidangan di Guantanamo sejak penjara itu digunakan 11 tahun lalu untuk para tersangka teror yang ditahan di Afghanistan dan Pakistan. Aksi mogok makan mulai 6 Februari lalu, ketika para narapidana mengaku petugas penjara mencari al Qur’an yang mereka selundupan. Para pejabat telah membantah melakukan kesalahan dalam penanganan Kitab Suci umat Islam itu. Seorang tahanan yang ditahan di Guantanamo selama lebih dari satu dasawarsa tanpa tuduhan memberikan penjelasan mengenai partisipasinya dalam aksi mogok makan itu di NewYork Times awal bulan ini yang berjudul Gitmo Is Killing Me. Narapidana itu, seorang warga Yaman bernama Samir Naji al-Hasan Moqbel yang berusia 35 tahun, mengatakan dia telah kehilangan berat badan lebih dari 30 pon atau sekitar 15 kilogram sejak melakukan mogok makan 10 Februari lalu dan bahwa sesama narapidana beratnya hanya 77 pon atau sekitar 39 kilogram.

MANILA, Filipina (Antara/Xinhua-OANA): Dua anak balita tewasterpanggangdalamkebakaranterpisah,yangmenghancurkan wilayah pemukiman di dua kota Filipina, kata Dewan Pelaksana Pengurangan Risiko Bencana Nasional (NDRRMC) Minggu (21/ 4). Lilzie Joy Buyco, dua tahun, meninggal dalam kebakaran di desa Palanan, Makati, di Metro Manila sebelum fajar Minggu. Sekitar 35 rumah terbakar, menyebabkan 50 keluarga kehilangan tempat tinggal, kata badan itu.Kebakaran lain terjadi di Desa Ermita di pusat kota Cebu, Filipina.Kebakaran tersebut berlangsung selama sekitar empat jam sampai dinyatakan padam pada sekitar pukul 02.09 pada Minggu. Mary Claire Flores, bayi 11-bulan, tewas dalam insiden itu, yang juga menghancurkan sekitar 100 rumah lainnya. Penyelidikan telah berlangsung pada dua tragedi itu untuk menentukan penyebabnya, kata NDRRMC.

Korsel: Ujicoba Rudal Korut Kemungkinan Diundurkan The Associated Press

WANITA INDIA PROTES PENANGANAN KEJAHATAN SEKS. Para wanita India memprotes cara pihak berwenang menangani kejahatan seks dekat gedung Parlemen di New Delhi, India, Senin (22/4) setelah seorang tersangka kedua ditangkap dalam kasus perkosaan atas seorang gadis 5 tahun. Para aktivis HAM Anak mengatakan perkosaan pekan lalu atas gadis kecil itu merupakan kasus terakhir yang menunjukkan kepolisian India gagal untuk mengambil tindakan penting atas laporan anak hilang.

Taliban Sandera 9 Warga Turki Dan Rusia Saat Mendarat KABUL, Afghanistan (AP):Talibanmengatakanmerekamenyekap sejumlah orang asing setelah satu helikopter melakukan pendaratan darurat di Afghanistan Timur Senin (22/4). Taliban, dalam satu pernyataan di laman mereka, menyatakan mereka telah menahan 11 personel militer AS. Mereka ‘ditangkap hidup-hidup dan kemudian ditransfer ke wilayah negara yang paling aman,’ katanya. Para gerilyawan secara rutin membuat klaim berlebihan dan para pejabat telah mengatakan bahwa mereka orang-orang

asingTurki dan pekerja sipil Rusia, berjumlah sampai sembilan orang. Taliban mengatakan mereka segera mengepung helikopter itu dan membakar pesawat tersebut setelah melakukan pendaratan darurat dalam cuaca burukpadaMinggudiProvinsiLogar, selatan Kabul. “Pasukan asing, yang putus hubunganmerekadarihelikopter, tampaknya berupaya untuk membuat mereka tampaknya sebagai tahanan sipil, tetapi menolak hal itu tidak akan menguntungkan mereka karena semuanya ditangkap saat mereka me-

ngenakan seragam militer Amerika,” kata pernyataan itu. Para pejabat Afghanistan dan perusahaan yang menyewa helikopter mengatakan itu penerbangan sipil. Perusahaan charter mengatakan bahwa ketujuh wargaTurki itu bekerja pada satu proyek jalan, seorang pilot dan insinyur penerbangan Rusia dan copilot Afghanistan berada di pesawat helikopter tersebut. Sementara itu dari Taluqan dilaporkan sebanyak 74 siswi di Afganistan Utara jatuh sakit setelah menghirup gas dan penyelidikan sedang dilakukan untuk

melihat kemungkinan mereka diracuni, kata pihak berwajib, Minggu.Pejabat daerah mengemukakan bahwa gadis-gadis itu menjadi sakit setelah menghirup gas di sekolah Bibi Maryam di Taluqan, Ibu Kota provinsiTakhar. Kota Taluqan terletak sekitar 250 km arah utara dari Kabul, ibukota negara tersebut. JurubicaragubernurTakhar,Sulaiman Moradi, menuding “musuh pemerintah dan musuh negara” sebagai penyebab sakit massal ini dengan tujuan menghentikan remaja puteri dari sekolah. (m10)

Korban Gempa China Amat Membutuhkan Air Minum YA,AN, Sichuan (Antara/Xinhua-OANA): Para penyintas gempa bumi di Provinsi Sichuan, China Baratdaya, sangat memerlukanairminumsementaramereka menunggu diungsikan lebih dari 37 jam setelah gempa mengguncang wilayah mereka. Seorang reporter Xinhua mengatakandiamelihatwargasedang menunggu dengan penuh harap barangbantuandisepanjangjalan utamayangmenghubungkanKotaprajaTaiping,daerahyangpaling serius diguncang gempa, dan Kabupaten Lushan, Senin (22/4). Beberapa anak membawa

papan yang bertuliskan “lima ratusorangkekuranganairminum”, dan mengangkatnya tinggi-tinggi setiap orang ada orang yang datang ke arah mereka. Di Desa terpencil Wangjia, yang berada 10 km dari Kabupaten Lushan, air sungaimenjaditerlaluberlumpur untuk diminum setelah gempa tersebut. Tiga-puluh warga mengantri untukmemperolehairmineralyang dikirim oleh Chen Guangbiao, dermawanterkenaldiChina,pada Minggu. Banyakdiantaramereka berusahamemperolehbagianlebih. PalangMerahSichuanmem-

perkirakanairminumdiKotaYa’an akanhabisdalamtigaharikendati pekerja pertolongan berusaha mengirimpasokankedaerahyang diguncang gempa, demikian laporan Xinhua Senin. Para penyintas juga sangat memerlukan makanan dan tempat berteduh. “Saya tak memiliki makanan untuk sehari ini,” kata seorang warga di DesaWangjia, Kotapraja Longmen. “Puluhan orang di keluarga saya berdesak-desakan di satu tenda,” kata ChengYuelin. Rumahnya rusak parah diguncang gempa dan makanan serta selimur tertimbun reruntuhan.

Li Maojun, Sekretaria Komite Kotapraja Baosheng dari Partai Komunis China, mengatakan kendati pasokan diberikan, kotapraja itu masih kekurangan air minum, makanan, obat dan tenda. Dia telah meminta pusat komando tanggap darurat di Kabupaten Lushan agar memberi bantuan lagi. Sementara itu hujan diramalkan mengguyur dalam tiga hari ke depan, yang dikhawatirkan para ahli akan mempengaruhi upaya pertolongan. Pada saat yang sama, Kementerian Urusan Masyarakat bergegas mengirim bantuan.

SEOUL, Korea Selatan (Antara/AFP): Penantian terhadap rencana ujicoba peluru kendali Korea Utara (Korut), yang membuat Korea Selatan (Korsel) dan Amerika Serikat meningkatkan kewaspadaan selama dua pekan terakhir, kemungkinan akan molor hingga Juli, kata Kementerian Pertahanan Korsel, Senin (22/4). Intelijen Korsel mengatakan Korut telah mengerahkan sejumlah rudal balistik dan peluncur rudalnya ke wilayah pantai timur negara tersebut seiring persiapan untuk meluncurkannya di tengah ketegangan yang memanas di Semenanjung Korea. Korut biasanya melakukan uji coba militer besar-besaran pada tanggal tertentu, sehingga sejumlah pakar memperkirakan uji coba tersebut akan dilaksanakan pada 15 April — tanggal kelahiran pendiri Korut Kim Il-sung. Jurubicara Kemenhan Korsel, Kim Min-seok, mengatakan ada tiga kemungkinan lagi yaitu 25 April (HUT Tentara Rakyat Korut) dan 30 April (hari terakhir latihan militer bersama yang digelar AS dan Korsel). Salah satu kemungkinan lainnya adalah pada 27 Juli yang merupakan tanggal peringatan gencatan senjata yang mengakhiri Perang Korea1950-1953.“Tigatanggalitumerupakankemungkinan-kemungkinan tetapi tidak ada yang bisa memprediksi langkah Korut,” katanya. Ujicoba rudal yang dimaksud tersebut diperkirakan melibatkan rudalMusudan,yangmemilikijaraktempuh2.500-4.500km.Dengan jangkauanitu,KorutdapatmenjangkauseluruhwilayahKoreaSelatan dan Jepang serta pangkalan militer AS di Pasifik di Guam.

Sejumlah Polisi Brazil Dijatuhi Hukuman Penjara 156 Tahun BRASILIA, Brazil (Antara/Reuters): Pengadilan Brazil mengenakan 23 polisi dengan hukuman penjara masing-masing 156 tahun karena terbukti membunuh 13 tahanan dalam peristiwa berdarah di penjara Brasilia, yang menewaskan 111 tahanan, 20 tahun lalu. Polisi Militer menyerbu penjara Carandiru di Sao Paulo pada 1992 untuk meredakan keributan, yang dipicu perkelahian dua komplotan pesaing diawali dengan cekcok dalam pertandingan bola. Penuntut umum mengatakan Minggu (21/4) bahwa petugas polisi bertindak kelewatan untuk menekan kekerasan dengan menembaki 102 tahanan, kadang-kadang dari jarak sangat dekat. Sembilan tahanan lagi terbunuh akibat tusukan pisau dalam pertempuran antar-tahanan. Hukuman bagi petugas polisi adalah kejadianyangtidaklazimdiBrazildanhukumanyangberatdijatuhkan bagi mereka yang terlibat dalam pembunuhan massal di penjara ini menjadi pertanda baru penerapan keadilan oleh pihak berwajib terhadap pelanggar hukum. Tahun lalu, secara tidak terduga, Mahkamah Agung menjatuhkan hukumanterhadapbeberapapetinggipartaipolitikyangterlibattindak korupsi.PembunuhanmassalCarandirutelahmengguncangmasyarakat Brazil dan mengungkapkan kondisi penjara Brasilia yang sangat buruk.Peristiwa ini diangkat menjadi cerita film pada 2003. Saksimata utama pihak penuntut adalah mantan wakil direktur penjara, Moacir dos Santos, yang mengatakan di pengadilan bahwa polisi militer ‘menghukum mati’ tahanan, beberapa di antaranya berada di sel mereka bahkan terhadap mereka yang menyerah dan dalam keadaan telanjang. “Sayamelihat‘karpetmayat’.”ujarSantosdalamenamharipersidangan.Diamengatakanbahwapolisimenggunakansenjatamesinuntuk menembakinarapidanadanpetugasdiluarbersoraksetelahgelombang tembakan yang pertama. Saksi lain seorang ahli forensik, Osvaldo NegriniNetomengatakan90persenkorbantembakanberadadidalam sel. Tidak ada seorang pun polisi yang terbunuh.

Tak Terlihat Kemungkinan Adanya Perubahan Suksesi Di Arab Saudi Mekanisme Hampir Aman Setelah Penggantian Deputi Menhan RAJA ARAB Saudi Abdullah Bin Abdul Aziz telah menyingkirkan veteran Deputi Menteri Pertahanan Pangeran Khalid Bin Sultan dari jabatannya, yang merupakan langkah terbaru dalamperombakandiantarapangeranpemegangjabatanpemerintah di kerajaan padang pasir itu. Perubahan jabatan penting antara pangeran terus diperhartikan dengan teliti karena hal itu dapat menunjukkan kemungkinan adanya perubahan garis suksesi di kerajaan, kekuatan dominandikalangannegaraArabTeluk dan merupakan pengekspor minyak terbesar dunia. PangeranKhaliddikenalsebagai kepala AB Arab Saudi selama PerangMempertahankanKuwait 1991,namunmendudukijabatan DeputiMenteriPertahanantahun 2011 setelah kematian ayahnya, PutraMahkotaSultan,yangpernah memegang posisi tersebut selama

lima dekade. DiadigantikanolehPangeran Fahd bin Abdullah Bin MohammadBinAbdulRahman.Pangeran Fahd adalah mantan kepala AL Arab Saudi. Menteri Pertahanan adalah PutraMahkotaSalman,yangdisebut sebagai pengganti Raja Abdullah.Diamengawasipembelian senjatamulti-miliaran-dolaryang merekat erat persekutuan Arab Saudi dengan negara-negara Barat. Tidak seperti di monarki di Eropa, suksesi di kalangan keluargaberkuasaSauditidakdilakukan dari ayah ke anak sulung tapi berdasarkan garis lahir para anak pendiri kerajaan atau didasarkan padasenioritas,pengalaman,temperamen dan posisi dalam keluarga. Keputusan monarkhi Arab Saudiuntukmenggantikanveteran deputi Menhan Pangeran Khalid

BinSultandenganPangeranFahd BinAbdullahBinMohammadBin Abdul Rahman tidak menunjukkan indikasi adanya perubahan pada garis suksesi di kerajaan itu. Mekanisme yang lebih atau kurang aman setelah Menteri Pertahanan Pangeran Salman Bin Abdul Aziz diangkat Putra Mahkota 18 Juni 2012 lalu, diikuti dengan penunjukan Pangeran Muqrin bin Abdul Aziz sebagai wakil PM II 1 Februari. Spekulasi yang beredar bahwaRajamelakukanperombakan lancar,terutamakarenaPangeran Khalid tidak dianggap sebagai kandidat utama untuk pos yang manapun.Selainitu,amatpenting untuk dicatat bahwa Pangeran Khalid telah melewati tugas MenteriPertahanantahun2011setelah kematianayahnya,PutraMahkota Sultan Bin Abdul Aziz. Sebaliknya, karena peker-

jaannya yang sangat akrab denganangkatanbersenjataSaudi selamadansejakPerangMembela Kuwait tahun 1991, banyak peluang yang baik tidak disenangi raja dengan kebijakan militernya, setidaknya pada tiga hal: rekor Pangeran Khalid di 2009 Perang dengan Al Huthi di sepanjang perbatasanYamanyangmengakibatkan lebih dari 130 korban Saudi, lawatan ke Asia baru-baru ini yangmungkinmencakuptambahan pembelian alat pertahanan dari China, dan keputusan untuk menandatangan kesepakatan senjata multi-miliaran dolar untukmembeli84F-15dariBoeing. Berbagai laporan mengungkapkan bahwa kepemimpinan Pangeran Khalid tidak menyenangkanmonarkhiSaudisehubungandenganberlanjutnyakonflik dan jatuhnya banyak korban dalam krisis Yaman. Lebih dari itu, raja juga mencemaskan pem-

belian alat-alat militer baru-baru ini yang kemungkinan menyebabkan raja bertanya-tanya apakah pengeluaran keuangan tersebut telah benar pada saat Arab Saudiharusmemenuhikebutuhan dalam negeri. Perombakan Kabinet tentu dapat memiliki aspek yang kurangdisenangi,menyusulperubahan besar baru-baru ini di posisi senior,termasuk elevasi Pangeran Mohammad Bin Nayef ke posisi kritis Menteri Dalam Negeri, Pangeran Saud Bin Nayef sebagai Gubernur Provinsi Timur,Pangeran Khalid Bin Bandar sebagai Gubernur Riyadh dan Pangeran Faisal Bin Salman sebagai GubernurMadinah.Ketikamemerintahkanperubahantersebut,Rajamenegaskan keinginannya untuk tetap berkuasa dan memperkenalkan perubahan yang diperlukan demi kepentingan negara. (gn/an/mujo)

The Associated Press

KARYAWAN LUFTHANSA MOGOK. Gerai Lufthansa sepi seperti terlihat di Bandara Frankfurt selama terjadi pemogokan para staf darat dari perusahaan penerbangan itu di Frankfurt, Jerman, Senin (22/4). Staf darat Lufthansa, perusahaan penerbangan terbesar Jerman, mogok Senin untuk tidak bekerja selama satu hari yang menyebabkan perusahaan itu menunda sebagian besar jadwal penerbangannya.


Nusantara

WASPADA Selasa 23 April 2013

PKB Terakhir Serahkan Bacaleg Ke KPU

NasDem Serah DCS Ke KPU JAKARTA (Antara): Ketua Umum Partai NasDem, Surya Paloh tak hadiri penyerahan Daftar Calon legislatif Sementara (DCS) hari terakhir di kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU). “Beliau tak bisa hadir karena ada urusan,” kata Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bappilu) Partai NasDem, Ferry Mursyidan Baldan di Gedung KPU, Jalan Imam Bonjol, Jakarta, Senin (22/4). Partai NasDem datang ke gedung KPU untuk menyerahkan DCS pukul 10:55 WIB dengan membawa dua mobil box yang berisi 77 kotak. Sekretaris Jenderal Partai

A5

NasDem, Rio Patrice Capella mengatakan, partainya menyerahkan 560 caleg DPR RI setelah melalui seleksi dari 3.859 orang yang mendaftar. “Hari ini, kami atas nama DPP Partai Nasdem menyerahkan 560 daftar caleg. Kami memiliki keterwakilan perempuan sebesar 39,5 perempuan atau 223 caleg perempuan. Sebanyak 70 persen anak-anak muda di bawah usai 50 tahun,” kata Rio. Hadir juga saat mengantar berkas Ketua DPP Partai NasDem, Sugeng Suparwoto, Mar-tin Manurung, Rikcy Subagja (Jabar I), Donny Damara (Jabar IX).

Antara

KETUA DPP Partai Nasdem Sugeng Suparwoto (kanan), Sekjen Partai Nasdem Patrice Rio Capella (kedua kanan) dan Ketua Badan Pemenangan Pemilu (Bapilu) Partai Nasdem Ferry Mursyidan Baldan (ketiga kanan) menyerahkan Daftar Caleg Sementara (DCS) ke petugas Komisi Pemilihan Umum (KPU) di Gedung KPU, Jakarta, Senin (22/4).

JAKARTA (Antara): Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) menjadi partai politik peserta Pemilu yang terakhir menyerahkan daftar bakal calon anggota legislatif DPR ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pusat di Jakarta, Senin (22/4). “PKB menjadi partai yang terakhir karena kami melewati tahap panjang, rinci dan ketat terhadap satu per satu calon tersebut,” kata Sekretaris jenderal (Sekjen) DPP PKB Imam Nachrawi di Gedung KPU Pusat. Imam tiba di Gedung KPU sekira pukul 14:46 WIB dengan didampingi sejumlah artis Ibukota yang diusung untuk memperkuat komposisi bacaleg PKB. Jumlah bakal perempuan

caleg yang diusung PKB berkisar sekira 37,5 persen dari total seluruh nama bakal caleg. Sementara itu, sebanyak 7 persen bakal caleg PKB berasal dari kalangan artis, antara lain Arzetti Bilbina, Ridho Rhoma, Deddy Irama, Said “Bajuri”, Aditya “Sayuti, dan Krisna Mukti. Sementara itu, dua menteri Kabinet Indonesia Bersatu Jilid II dari PKB juga didapuk untuk mencalonkan diri menjadi bakal caleg DPR RI, yaitu Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Muhaimin Iskandar dan Menteri Pembangunan Daerah Tertinggal (PDT) Helmy Faishal Zaini. Selain itu, sebanyak 28 anggota DPR RI dari Fraksi PKB kembali mencalonkan diri.

KPU Siap Verifikasi 6.576 Bacaleg DPR

Gerindra Serahkan 560 Nama, Termasuk Artis

Antara

SEKJEN DPP PDI Perjuangan Tjahjo Kumolo (kiri) menyerahkan daftar bakal calon legislatif sementara kepada petugas Komisi Pemilihan Umum di Gedung KPU, Jakarta, Senin (22/4).

PDIP Bidik 20% Kursi JAKARTA (Waspada): Sekretaris Jenderal Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Tjahjo Kumolo mengatakan PDI Perjuangan menargetkan dapat meraih 20 persen kursi di Pemilihan Legislatif 2014 agar bisa ikut pemilihan presiden (pilpres). “Minimal target 20 persen kursi di Parlemen, supaya bisa mengusung capres dan cawapres. Mudah-mudahan hara-

pan dan target bisa tercapai,” kata Tjahjo kepada wartawan di Gedung KPU, Jakarta, Senin (22/4). Untuk itu, jelas Tjahjo, beberapa aktivis reformasi, seperti Adian Napitupulu, dijagokan sebagai caleg PDIP. Dari 560 caleg, sekitar 32 persen merupakan calegperempuan. Sedangkan usia caleg PDIP rata-rata berkisar diangka 40 tahun.(aya)

JAKARTA (Antara): Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) menyerahkan 560 daftar nama bakal calon legislatif DPR RI ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pusat yang dipimpin Ketua Umum Gerindra Suhardi pada hari terakhir Senin (22/4). “Pada 22 April 2013, Partai Gerindra dengan nomor urut enam sebagai peserta pemilu, resmi mendaftarkan 560 kader Gerindra sebagai bakal calon anggota DPR RI dari 77 daerah pemilihan,” ujar Sekretaris Jenderal Gerindra Ahmad Muzani di Jakarta, Senin. Ahmad mengatakan terdapat beberapa mantan menteri yang ikut mendaftarkan diri sebagai bacaleg Gerindra, seperti Freddy Numberi dari Dapil Papua dan Taufiq Effendi yang dulunya kader Partai Demokrat menjadi bacaleg Gerindra dari Dapil Kalimantan Selatan.

“Selain itu ada juga olahragawan seperti atlet lari, manusia tercepat di Asia Purnomo, Pembalap Mureno dan Petinju MuhammadRachman,”ujarAhmad. Selebritis dan penyanyi juga ikut meramaikan bacaleg dari Gerindra, seperti Bella Saphira dari dapil Jawa Barat, Irwansyah dari dapil Banten dan Rachel Maryam dari dapil Jawa Barat. “Ada unsur bahwa orangorang itu punya popularitas yang tinggi hingga bisa mendongkrak dirinya dan partai untuk mendapatkan kursi, di sisi lain juga mereka memiliki komitmen di dapilnya,” ujar Ahmad. Sementara itu, 24 orang dari 26 anggota DPR yang duduk di kursi parlemen saat ini kembali mendaftarkan diri sebagai bacaleg DPR dari Gerindra. “Dua orang menyatakan mundur untuk pencalonan kembali karena faktor kesehatan,” kata Ahmad.

PKPI Serahkan 511 Daftar Nama Bacaleg

Antara

KETUA Umum DPP PPP Suryadharma Ali (dua kiri) bersama sejumlah pengurus partai PPP mengangkat kotak berisi daftar bakal calon legislatif di Gedung KPU, Jakarta, Senin (22/4).

PPP Serah Bacaleg, 37% Di Antaranya Perempuan JAKARTA (Waspada): Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Senin (22/4) menyerahkan DCS-nya ke KPU yang diserahkan langsung Ketua Umum Suryadharma Ali .”PPP telah mendaftarkan para caleg dari 77 dapil ke KPU. Setelah kami melakukan seleksi yang sangat ketat dari 560 orang, seluruhnya dapat kita penuhi,” kata Surya-

dharma, sembari menjelaskan dari 560 orang caleg PPP itu, terdiri dari 354 pria dan 206 perempuan (37%). Diakuinya, PPP menargetkan perolehan minimum 12 persen kursi legislatif. Adapun keterwakilan perempuan yang mendapat nomor urut 1 adalah 22 orang dari 77 daerah pemilihan. (aya)

JAKARTA (Antara): Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI) menyerahkan daftar bakal calon legislatif berisi 511 nama yang diserahkan oleh Ketua Umum PKPI Sutiyoso ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pusat Jakarta. “Pada hari ini kami mendaftarkan 511 nama bakal calon anggota legislatif atau 91,25 persen ke KPU yang terdiri dari 326 orang atau 63,75 persen bacaleg laki-laki dan 185 orang atau 36,20 persen perempuan,” ujar Sutiyoso di Jakarta, Senin (22/4). Sutiyoso mengatakan, PKPI tidak menyerahkan 100 persen nama bacalegnya karena kendala sengketa dengan KPU terkait keikutsertaannya dalam Pemilu 2014 yang memakan waktu. Sehingga, lanjut Sutiyoso, PKPI kehilangan waktu hingga 50 hari untuk mempersiapkan nama bacaleg dan berupaya menyelesaikannya dalam sisa

waktu tiga minggu. “Namun kami akan melengkapi nama-nama bacaleg tersebut pada masa perbaikan, kami akan lengkapi termasuk caloncalon yang masih kosong di beberapa dapil,” kata Sutiyoso. Sutiyoso mengemukakan, beberapa daerah pemilihan yang calegnya belum terisi penuh adalah dapil di Jawa Tengah, Daerah Istimewa Yogyakarta dan Jawa Timur. “Sebenarnya ada satu dapil yang jumlah bacalegnya hampir dua kali lipat, ada juga yang kurang, tapi kalau kami geser ke dapil lain itu belum tentu calegnya mau, karena bukan kosntituen dia,” ujar Sutiyoso. PKPI, lanjut Sutiyoso, realistis dalam menargetkan jumlah caleg yang lolos ke kursi parlemen, yaitu setidaknya dapat mencapai syarat minimum persentase untuk masuk parlemen atau Parliamentary Threshold (PT).

Harga Mulai Dari Rp 299.000

AirAsia Buka Kembali Rute Bali-Darwin JAKARTA ( Waspada) : AirAsia Indonesia akan mengoperasikan kembali rute penerbangan Bali - Darwin, Australia, dengan frekwensi penerbangan 4 kali dalam sepekan pada 1 Juli 2013 mendatang. Maskapai penerbangan berbiaya hemat ini akan menyediakan layanan penerbangan dari Bali menuju Darwin, yang merupakan salah satu tujuan liburan favorit di Australia. Presiden Direktur AirAsia Indonesia Dharmadi mengatakan, AirAsia Indonesia akhirnya kembali ke Darwin, dan siap untuk memberikan layanan yang lebih baik lagi untuk para pelanggan. ”Pemerintah Bagian Wilayah Utara Australia dan Bandara Darwin telah bekerja keras agar kami dapat kembali beroperasi di sana. Dan kami sangat senang bisa kembali memudahkan para penduduk di Darwin untuk terbang menuju berbagai destinasi liburan favorit mereka,” kata Dharmadi dalam keterangan persnya di Jakarta, Senin (22/4). Darwin, kata Dharmadi, adalah destinasi liburan yang sangat tepat bagi mereka yang memiliki jiwa petualang. Darwin memiliki wisata pesiar melintasi kawanan buaya di Sungai Adelaide serta Taman Nasional Litchfield. Satu tujuan yang tidak boleh dilewatkan juga adalah Taman Nasional Kakadu, yang merupakan Warisan Dunia – sebuah wilayah yang kaya akan lahan basah, kehidupan satwa liar dan galeri seni cadas suku Aborigin. Anda dapat terbang ke Red Centre Australia, tempat bersemayamnya monolit Uluru yang sakral dan terbuat dari batu pasir, dan juga Alice Springs, Kings Canyon, Taman Nasional Finke Gorge dan pegunungan MacDonnell Ranges. ”AirAsia Indonesia akan terbang dari Bali menuju Darwin setiap hari Senin, Rabu, Jumat, dan Minggu pukul 14:50 WITA dengan estimasi ketibaan pukul 18:55 waktu setempat, atau sekitar 2 jam 35 menit. Sementara penerbangan dari Darwin adalah pukul 19:30 dengan estimasi ketibaan di Bali pukul 20:40 WITA. Penerbangan ini akan menggunakan pesawat Airbus A320,” kata Dharmadi. Sementara, Commercial Director AirAsia Indonesia, Bernard Francis mengatakan, AirAsia Indonesia dengan berat hati harus menutup rute ini tahun lalu agar dapat lebih fokus pada rute-rute dengan permintaan yang lebih tinggi dan membantu mempertahankan efisiensi operasional. Akan tetapi kata Bernard, AirAsia Indonesia telah tumbuh dan berhasil mencatat profit dengan baik sehingga dapat kembali membuka layanan penerbangan dari Bali menuju Darwin. “Kami mengerti akan ketidaknyamanan yang disebabkan oleh penutupan rute ini di tahun lalu. Dan kami berupaya keras agar dapat membukanya kembali, serta berkomitmen untuk bekerja dengan para rekan usaha kami agar pengoperasian rute ini berhasil. Kami juga telah memperbaiki jadwal penerbangan untuk rute ini guna semakin memudahkan

para pelanggan di kedua negara,” kata Bernard. AirAsia Indonesia juga menambah frekuensi penerbangan untuk rute Bali – Perth dari 3 kali menjadi 4 kali dalam sehari. Selain itu, AirAsia Indonesia juga memperkenalkan rute baru yaitu Bali – Kota Kinabalu dengan frekuensi penerbangan 3 kali dalam seminggu. Pembukaan rute baru ini adalah salah satu bukti komitmen perusahaan dalam memperluas jaringan dari Bali untuk para penduduk di sana maupun wisawatan yang berkunjung ke pulau tersebut. Kota Kinabalu adalah salah satu kota modern di Malaysia yang terletak di kepulauan tropis Borneo. Walaupun modern, kota ini memiliki beragam pulau dan pantai dengan pemandangan yang indah. Dan bagi yang memiliki hobi mendaki, mereka dapat mengunjungi Gunung Kinabalu yang hanya berjarak sekitar 90 menit dari kota. Guna merayakan peluncuran rute baru dan penambahan frekuensi penerbangan dari Bali, para pelanggan di kota tersebut berkesempatan untuk terbang dengan harga terhemat, yaitu mulai dari Rp 651.000 untuk satu kali jalan menuju Darwin, mulai dari Rp 299.000 menuju Kota Kinabalu, dan mulai dari Rp 606.000 menuju Perth. Promo ini akan berlangsung dari sekarang sampai tanggal 28 April 2013 dengan periode penerbangan mulai dari 1 Juli 2013 sampai 30 April 2014. Segera kunjungi website AirAsia. Director Airline and Airport Service Bandara Darwin, Jim Parashos mengatakan, sangat senang dengan hadirnya kembali AirAsia Indonesia di Darwin. Kami sangat mengerti alasan dibalik penutupan rute Darwin – Bali sebelumnya, dan kami selalu yakin bahwa AirAsia Indonesia akan kembali beroperasi di sini bila waktunya tiba. “Sejak AirAsia Indonesia menghentikan layanan penerbangan ke Darwin, pasar penerbangan disini terus berkembang, dengan salah satu pemicu utama yaitu kegiatan sumber daya manusia. AirAsia Indonesia akan kembali beroperasi dengan jadwal penerbangan yang lebih baik dan cocok untuk semua orang, termasuk keluarga dan pasar bisnis yang terus berkembang,” kata Jim Parashos. Sementara, Northern Territory’s Chief Minister, Adam Giles mengatakan, kembali beroperasinya AirAsia Indonesia di Darwin merupakan keputusan yang tepat. ”Hubungan wilayah ini dengan Indonesia adalah salah satu hal yang sangat penting bagi kami, karena negara tersebut merupakan partner utama untuk perdagangan dan partner strategis di wilayah Asia. Kami juga percaya penerbangan dengan jadwal baru ini akan semakin mempermudah akses sehingga dapat membantu peningkatan jaringan perdagangan, kebudayaan, pariwisata dan hubungan antara penduduk di kedua negara,” kata Adam Giles.(j02)

Antara

SEKJEN DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Imam Nahrawi (tengah) didampingi Ketua Helmi Faisal Zaini (kanan) dan Caleg artis Arzeti Bilbina (kiri) menyerahkan daftar bakal calon legislatif sementara kepada petugas Komisi Pemilihan Umum (KPU) di Gedung KPU, Jakarta, Senin (22/4).

Antara

WAKIL Ketua Umum DPP PAN DrajadWibowo (dua kiri) bersama Sekjen Taufik Kurniawan (tiga kiri) menyerahkan daftar bakal calon legislatif (bacaleg) sementara kepada petugas KPU di Gedung KPU, Jakarta, Senin (22/4).

PBB Serahkan 550 Nama Bacaleg, Termasuk Susno JAKARTA (Antara): Partai Bulan Bintang (PBB) menyerahkan 77 boks berisi data 550 nama bacaleg tingkat DPR ke Komisi Pemilihan Umum, di mana 37,9 persennya bacaleg perempuan. “Hari ini kami serahkan nama bacaleg dari PBB. Dari 550 nama bacaleg PBB, 37,9 persennya bacaleg dari kaum perempuan,” kata Sekjen PBB BM Wibowo usai menyerahkan berkas 550 bacaleg di KPU Pusat, Jakarta, Senin (22/4). Ia mengatakan, dari 550 bacaleg dari PBB itu, 35 orang di antaranya berasal dari kalangan profesional, sementara kalangan pengusaha 15 persen, dan ustadz 7 persen. Wibowo menuturkan, rata-rata pendidikan bacalegnya, 91,5 persen memiliki ijazah sarjana, S-1 sebanyak 68 persen, S-2 sebanyak 23 persen, dan S-3 sebanyak 7,5 persen.”Tingkat pendidikan SMA hanya 8,5 persen,” jelas Wibowo. PBB mencantumkan sejumlah tokoh untuk menjadi bacaleg, di antaranya mantan Kepala Badan Reserse Kriminal Polri Komjen Pol Purn Susno Duadji untuk dapil Jabar 1 dan mantan Ketua KPU Nazaruddin Syamsudin untuk dapil Jabar 2.

JAKARTA (Antara): Sebanyak 6.576 berkas nama bakal calon anggota legislatif DPR telah diterima Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan siap diverifikasi oleh petugas. “Dari berkas tersebut, bacaleg perempuan sebanyak 2.434 orang dan lakilaki 4.142 orang,” kata Ketua KPU Husni Kamil Manik di Jakarta, Senin (22/4). Sebagian besar partai politik peserta Pemilu memanfaatkan jatah kursi maksimal yang dapat diajukan, yaitu 560 kursi untuk DPR RI. KPU sendiri telah membuka pendaftaran bacaleg untuk DPR, DPD dan DPRD sejak 9 April dan berakhir pada Senin sore. Tujuh hari pertama sejak dibukanya pendaftaran bacaleg tersebut, tidak ada satu pun parpol yang menyerahkan daftar nama bacaleg ke KPU. Baru pada hari ke-8, Partai Keadilan Sejahtera (PKS) menjadi parpol pertama yang menyerahkan berkas 492 nama bacaleg, yang terdiri atas 299 laki-laki dan 193 perempuan. Kemudian, sehari menjelang penutupan pendaftaran, Minggu (21/4), tiga parpol men-

datangi KPU, yaitu Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura), Partai Golongan Karya (Golkar) dan Pa r t ai D e m o k r a t, u ntu k menyerahkan nama-nama calon wakil rakyat. Pada hari terakhir, Senin, delapan parpol sisa peserta Pemilu menyerahkan berkas bacaleg untuk DPR RI, yaitu Partai NasDem, Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI), Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra), Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Partai Bulan Bintang (PBB), Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) dan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB). Dari total berkas bacaleg tersebut, 12 parpol peserta Pemilu 2014 mengklaim telah memenuhi persyaratan kuota keterwakilan perempuan caleg, minimal 30 persen dari seluruh nama bacaleg yang diserahkan. Salah satu persyaratan pendaftaran DCS adalah berkas pengajuan dan persyaratan bakal calon diserahkan kepada KPU dalam bentuk cetak (hardcopy) dan data lunak (softcopy).


Sport

A6

WASPADA Selasa 23 April 2013

Bayern - Barca Brutal BERLIN (Waspada): Xavi Hernandez memberi gambaran unik mengenai laga leg pertama semifinal Liga Champions antara Bayern Munich melawan Barcelona. Menurut playmaker El Barca itu, duel di Allianz Arena yang turut ditayangkan langsung SCTV dinihari nanti mulai pkl 01:45WIB bakal brutal, karena pelakonnya sangat fanatik dalam menyerang. “Laga Selasa bakal brutal. Munich kota sepakbola, mereka memiliki salah satu stadion terpenting di dunia. Tetapi pada akhirnya, kami ingin mencapai final di Wembley,” jelas Xavi melalui TZ, yang dikutip Senin (22/4). Gelandang Spanyol berusia 33 tahun itu juga cemas dengan keganasan The Bavarians membombardir gawang lawan. Dalam dua laga terakhirnya, Bayern bahkan me-

AP

PENYERANG veteran Claudio Pizzaro berpeluang mentas dengan Franck Ribery (kanan) saat menjamu Barcelona dengan absennya Mario Mandzukic. nang telak 6-1 atas VfL Wolfsburg di Piala Jerman dan Han-

Prakiraan Formasi Pemain Bayern Munich (1-4-2-3-1): Manuel Neuer; Philipp Lahm (kapten), Daniel van Buyten, Dante, David Alaba; Bastian Schweinsteiger, Javi Martinez; Franck Ribery, Thomas Mueller, Arjen Robben; Mario Gomez/Claudio Pizzaro. Pelatih: Jupp Heynckes Barcelona (1-4-3-3): Victor Valdes; Jordi Alba, Marc Bartra, Gerard Pique, Dani Alves; Sergio Busquets, Andres Iniesta, Xavi Hernandez (kapten); David Villa, Lionel Messi, Pedro Rodriguez/Cesc Fabregas. Pelatih: Tito Vilanova

Bingung PSG Bagus PARIS (Waspada): Carlo Ancelotti, pelatih Paris SaintGermain, bingung pasukannya bermain sangat bagus saat

menggasak OGC Nice 3-0 pada matchday 32 Ligue 1 Prancis. Penampilan Zlatan Ibrahimovic di Parc des Princes Sta-

AP

PENYERANG PSG Zlatan Ibrahimovic (atas) menghindari tekel pemain Nice Thimotee Kolodziecak di Parc des Princes, Paris, Senin (22/4) dinihari WIB.

Atletico Panasi Madrid MADRID ( Waspada): Atletico Madrid menempel ketat tim sekotanya Real Madrid, setelah Radamel Falcao (foto) mencetak golnya yang ke 25 di La Liga saat mengatasi Sevilla 1-0 pada jornada 32. Tambahan tiga poin dari Seville, Minggu (Senin WIB), bahkan makin memanaskan derbi Madrid pekan depan di Vicente Calderon. Jika Atletico mampu mengalahkan El Real lebih dari dua gol, maka mereka gantian mencengkram peringkat kedua. “Kemenangan malam ini membuat kami lebih dekat dengan posisi Liga Champions dan juga lebih dekat dengan posisi kedua,” ujar Diego Simeone, entrenador Los Rojiblancos, seperti dilansir Soccerway, Senin (22/4). Makin membara, karena Los Merengues merupakan lawan Los Rojiblancos pada

final Piala Raja Spanyol bulan depan. “Ini memang menjadi tujuan utama tim. Kami telah banyak bekerja di seluruh musim ini,” tambah Simeone. Namun Atletico tidak akan diperkuat penyerang Brazil Diego Costa saat menghadapi Madrid. Costa mendapat kartu kuning, sehingga terkena hukuman akumulasi kartu. “Itu berita buruk, karena dia (Costa) telah menampilkan permainan spektakuler. Namun siapapun yang tersedia harus bersiap dan pelatih akan memutuskan siapa yang masuk tim,” tutur striker Atletico Adrian Lopez kepada Canal Plus. Laga di Stadion Sanchez Pizjuan, Seville, memang dibanjiri kartu kuning, diving, dan akting para pemain. Kedua tim tidak mampu menciptakan peluang berbahaya sampai Falcao mencetak gol penentu kemenangan tim tamu menit 76. Adrian mengirim umpan silang ke tiang jauh. Sesama pemain pengganti Raul Garcia

nover di Bundesliga. “Benar, mereka sedang dalam bentuk permainan terbaik. Namun di Liga Champions, detail-detail kecil turut menentukan. Kami akan melakukan apapun untuk mendapatkan hasil baik di Munich,” tekad Xavi. Meski El Catalan mengintip kelemahan dalam agresivitas FC Hollywood, bek Bonfim Costa alias Dante menegaskan, dium, Minggu (Senin WIB), sangat bertolak belakang dibanding saat disingkirkan Evian TG lewat drama adu penalti pada perempatfinal Coupe de France, Rabu lalu. “Kami melihat banyak intensitas dan agresi. Ini sebenarnya laga berat,” ungkap Ancelotti, seperti dilansir CanalPlus, Senin (22/4). “Kuncinya di situ. Saya tak tahu tim bisa bermain sebaik yang mereka lakukan malam ini dan seburuk yang dilakukan saat melawan Evian,” tambah pelatih asal Italia itu. Les Parisiens tidak perlu menunggu lama untuk membuka keunggulan. Berawal dari serangan balik, Javier Pastore melakukan penetrasi ke dalam kotak penalti sebelum melepaskan umpan kepada Jeremy Menez, yang membuat penyelesaian sempurna menit 10. Skuad Ancelotti masih mendominasi babak pertama, tapi baru di babak kedua bisa menambah keunggulannya. Menit 63 kiper Nice David Ospina melakukan pelanggaran terhadap Ezequiel Lavezzi di dalam kotak terlarang. Ospina kena kartu merah dan PSG mendapat hadiah penalti yang sukses dieksekusi Ibrahimovic. Clement Chantome kembali memaksa Joris Delle, kiper pengganti Nice, memungut bola lagi dari dalam gawangnya.

timnya tak akan mengubah gaya khas mereka. “Kami tak akan berubah untuk siapa pun,” tegas Dante. “Barcelona hebat, mereka salah satu tim terbaik di dunia. Tapi kami sedang dalam periode terbaik saat ini dan kami pastinya tidak akan mengubah gaya hanya karena mereka,” beber bek sentral asal Brazil berusia 29 tahun itu. Absennya striker Mario

Klasemen Ligue 1 Paris SG 33 21 7 5 60-20 Marseille 33 18 7 8 37-32 Lyon 33 17 8 8 54-35 Lille 33 15 11 7 50-32 St-Etienne 32 14 12 6 51-25 OGC Nice 33 15 9 9 48-40 Lorient 33 13 11 9 53-51 Montpellier 33 14 6 13 50-43 Bordeaux 33 11 14 8 35-30 Rennes 32 12 6 14 43-47 Toulouse 33 10 11 12 40-42 Valencs 33 10 10 13 42-48 Bastia 33 11 6 16 44-62 St Reims 33 9 10 14 31-38 Ajaccio* 32 8 13 11 33-41 Evian 33 8 10 15 39-49 AS Nancy 33 8 10 15 33-49 Sochaux 33 8 9 16 34-52 Brestois 33 8 5 20 29-51 Troyes 32 4 13 15 36-55 *Ajaccio dikurangi dua poin.

3 2 99-33 5 5 83-30 5 6 57-25 10 7 57-39 8 9 52-46 8 10 45-37 6 12 48-49 3 15 41-52 8 12 39-48 10 11 42-42 6 14 48-46 7 14 35-51 9 13 41-45 6 16 35-57 8 16 26-36 9 16 43-64 8 17 28-51 7 18 34-64 6 18 28-49 6 19 29-46

Menyambut bola hasil kerja sama Blaise Matuidi dan Ibrahimovic, Chantome mulus menyarangkan gol ketiga tim tuan rumah menit 88. PSG pun kian kokoh di puncak klasemen, unggul sembilan angka dari runner-up Olympique Marseille, sehingga semakin dekat dengan gelar juara Ligue 1 pertamanya sejak tahun 1995 silam. “Apapun, itu telah terjadi. Kami senang dengan bagaimana penampilan malam ini,” sanjung Ancelotti. (m15/goal/cp/uefa)

84 71 68 55 53 50 48 45 44 43 42 40 39 36 32 30 29 28 27 24

menyambutnya dengan melepaskan tendangan voli ke gawang. Falcao merangsek masuk untuk menceploskan bola ke sudut gawang Sevilla. “Kami bertahan dengan baik, kami mengambil peluang kami, dan inilah tiga angka tak ternilai yang membuat kami berjuang untuk peringkat kedua,” klaim Adrian. (m15/rtr/sw/cp)

AP

Ronaldo Tanpa Kawalan Khusus MADRID (Waspada): Superstar Real Madrid Cristiano Ronaldo dijamin tanpa pengawalan khusus ketika menghadapi Borussia Dortmund besok malam pada leg pertama semifinal Liga Champions. “Tidak perlu kawalan khusus (untuk Ronaldo). Ketika Real menguasai bola, segenap anggota tim akan bertahan, tidak hanya saya,” jelas Lukasz Piszczek, bek sentral Dir Borussen. “Kami harus bertahan sebagai satu unit tim, itu akan lebih mudah bagi kami. Memang, tak banyak yang bisa Anda lakukan saat meladeni pemain seperti Ronaldo, Messi dan bintang lainnya,” tambah Piszczek dalam laman Bundesliga.com, Senin (22/4). Dortmund sudah dua kali jumpa El Real di fase grup. Pasukan Juergen Klopp menang 2-1 di Signal Iduna Park, lantas menahan imbang anak asuh Jose Mourinho di Santiago Bernabeu. “Mereka punya kualitas hebat dan mampu menampilkan hal-hal baru. Tapi kami tetap akan tampil sebaik mungkin dan semoga bisa menuai hasil yang

Leg I Semifinal Liga Champions Selasa, 23 April Bayern Munich (Jerman) v Barcelona (Spanyol) *SCTV live Rabu dinihari pkl 01:45 WIB Rabu, 24 April B Dortmund (Jerman) v Real Madrid (Spanyol) *SCTV live Kamis dinihari pkl 01:45 WIB diharapkan. Kami mengharapkan laga ketat,” tegas Piszczek. “Saya rasa, Real sudah berkembang sejak kami menghadapi mereka di babak grup, tetapi kami nothing to lose. Pertemuan ini akan menarik dan kami sudah tak sabar melawan mereka lagi,” papar bek Polandia tersebut. Namun tandemnya di jantung pertahanan Die Borussen, Mats Hummels, mengingatkan rekan-rekannya supaya berbenah karena penampilan Los Blancos terus membaik. “Jika kami main seperti ini melawan Madrid, kami akan kebobolan banyak gol,” tegas Hummels, setelah Dortmund menang 2-0 atas Mainz akhir pekan lalu di Bundesliga. “Setiap pemain Real Madrid berada dalam kondisi siap. Mereka semua pemain kelas dunia,

(GMT) 18:45 (GMT) 18:45

Ronaldo paling utama,” timpal Hans-Joachim Watzke, CEO Borussia Dortmund. Menurut Kepler Pepe, bek sentral El Real, mereka mesti memetik hasil bagus di markas Dortmund untuk melapangkan jalan saat giliran menjadi tuan rumah pekan depan di Madrid. “Laga Rabu nanti luar biasa penting bagi kami, semua orang di skuad sadar hal itu. Kami mesti pergi ke pertandingan dengan kecepatan penuh, tapi tidak tergesa-gesa,” pinta pemain Portugal itu. “Kami harus mencoba tetap kompak karena punya laga selanjutnya di kandang. Kami akan pergi untuk menang dan berharap keberuntungan ekstra yang tidak dimiliki musim lalu di babak ini,” pungkas Pepe. (m15/okz/goal/bild)

AP

GELANDANG Juventus Arturo Vidal menjebol gawang kiper Milan Marco Amelia melalui tendangan penalti di Turin, Italia, Senin (22/4) dinihari WIB.

Nyonya Tua Konsisten Menuju Lo Scudetto TURIN, Italia (Waspada): Eksekusi penalti Arturo Vidal menit 57, Minggu (SeninWIB), mengamankan kemenangan 1-0 Juventus atas AC Milan pada giornata 33 Liga Seri A. Hasil positif di Juventus Stadium itu sekaligus membuat sang juara bertahan hanya memerlukan empat angka dari lima laga tersisa untuk mempertahankan Lo Scudetto. “Scudetto? Kami masih memerlukan empat poin, jadi kami harus tetap tampil konsisten,” harapVidal, seperti dikutip dari laman Juventus.com, Senin (22/4). Si Nyonya Tua bahkan berpeluang meraihnya dengan penuh gaya ketika melawan rival sekota Torino di Stadion Olimpico Turin dalam Derby della Molle pekan depan. “Kami harus konsisten dan melakukan persiapan dengan baik. Memenangkan dua laga

berikutnya akan memastikan genggaman gelar liga,” tambah gelandang Chile itu. Ketika menggunduli Lazio 2-0 pada giornata 32, Vidal pula yang memborong gol Super Juve. Melawan Milan, dia mengaku situasinya lebih sulit dan sengit. “Sungguh berat, Milan tim bagus dan tak pernah mudah bagi kami untuk menghadapi mereka. Jalannya laga tak seperti kami harapkan, tapi kami menang dan itu yang terpenting,” klaim Vidal. Kemenangan ke-24 Nyonya Tua musim ini sekaligus merestorasi keunggulan 11 angka atas Napoli, yang sebelumnya mengalahkan Cagliari 3-2. Juga menghancurkan upaya I Rossoneri untuk meraih posisi runner up dengan bonus tiket ke babak utama Liga Champions musim depan. “Ini merupakan langkah besar. Kami ingin mengakhiri kom-petisi secepat mungkin, supaya kami bisa bersantai pada

musim yang berat ini,” ucap allenatore Antonio Conte kepada Football Italia. “Saya konsentrasi penuh kepada target karena akan terasa luar biasa bila kami berhasil memenangi Lo Scudetto dua musim berturut-turut. Saya sangat puas dengan cara kami bermain,” tambah Conte. Dengan Mario Balotelli masih terkena skorsing, pelatih Milan Massimiliano Allegri memilih untuk memainkan Giampaolo Pazzini di tengah pada skema tiga penyerang. Pazzini dimainkan bersama Stephan El Shaarawy dan Robinho asal Brazil. Namun The Old Lady Juventus membentuk formula pertahanan apik, sehingga I Rossoneri pulang dengan kepala tertunduk. “Juventus bertahan dengan amat bagus dan kami kerepotan menciptakan peluang di sepertiga bidang permainan,” beber Allegri. “Melawan Juventus akan menjadi pelajaran bagi kami agar bisa menjalani musim

Klasemen Liga Seri A Juventus 33 24 5 4 64-20 77 Napoli 33 19 9 5 61-32 66 AC Milan 33 17 8 8 56-36 59 Fiorentina 33 17 7 9 62-42 58 Inter Milan 33 16 5 12 51-45 53 AS Roma 33 15 7 11 64-54 52 Lazio 33 15 6 12 40-40 51 Udinese 33 13 12 8 45-39 51 Catania 33 13 9 11 41-39 48 Cagliari 33 11 9 13 41-52 42 Bologna 33 10 9 14 43-42 39 Parma 33 10 9 14 39-43 39 Chievo 33 11 6 16 33-48 39 Atalanta 33 11 7 15 35-48 38 Sampdoria 33 10 9 14 38-49 38 Torino 33 8 13 12 43-49 36 Siena 33 9 9 15 34-45 30 Palermo 33 5 14 14 30-46 29 Genoa 33 6 11 16 33-51 29 Pescara 33 6 4 23 25-67 22 *Siena dikurangi 6 poin, Atalanta 2, Sampdoria & Torino 1 poin. lebih baik tahun depan. Kami sempat bermain baik, mampu mengendalikan bola hingga akhirnya kami terhukum penalti,” ujarnya lagi. (m15/ant/afp/tf/fi)

Hadiah Ganda Kelas Balapan HRC 2013

Reuters

Garuda Senior Jajal Belanda JAKARTA (Waspada): Timnas Belanda yang diperkuat Robin van Persie (foto) dijadwalkan mengunjungi Indonesia, sekaligus menjajal Timnas Garuda Senior di Stadion Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, 7 Juni mendatang. Menariknya, De Oranje akan datang dengan skuad terbaiknya. Nama-nama sepertiVan Persie (Manchester United), Wesley Sneijder (Galatasaray), Dirk Kuyt (Fenerbahce) hingga Rafael van der Vaart (Hamburg SV), dipastikan hadir. “Gelora Bung Karno akan jadi saksi mata laga istimewa ini. Tunggu tim Oranye di Jakarta,” tegas Manajer Marketing dan Sponsorhip Federasi Sepakbola Belanda (KNVB), Marc Boele, dalam jumpa pers di Erasmus Huis Auditorium, Jakarta, Senin (22/4). Ditambahkan, selain bakal menyajikan pertandingan berkelas, pihak KNVB juga menjadwalkan coaching clinic bagi sekitar 5.000

AP

LUKASZ Piszczek (kanan) mampu meredam ledakan gol Cristiano Ronaldo pada fase grup Liga Champions musim ini.

70 61 59 56 54 54 50 48 47 42 41 40 39 37 35 34 34 33 29 25

Klasemen La Liga Barcelona 32 27 Real Madrid 32 22 Atl Madrid 32 21 Sociedad 32 15 Valencia 32 15 Malaga 32 14 Real Betis 32 14 Vallecano 32 14 Getafe 32 12 Espanyol 32 11 Sevilla 32 12 Levante 32 11 Valladolid 32 10 Bilbao 32 10 Osasuna 32 8 Deportivo 32 7 Granada 32 7 Mallorca 32 7 Zaragoza 31 7 Celta Vigo 31 6

Mandzukic karena terkena skorsing, ditutupi pelatih Jupp Heynckes dengan menurunkan Mario Gomez. Pelapisnya penyerang veteran Claudio Pizzaro. Menurut gelandang Munich Javi Martinez, kunci kehebatan El Blaugrana asuhan entrenador TitoVilanova sebenarnya bukan Xavi ataupun Lionel Messi, namun gelandang bertahan Sergio Busquets. “Dia (Busquets) pemain kunci bagi Barca. Dia selalu menjaga posisinya,” jelas Martinez, me-ngomentari saingannya itu di Timnas Spanyol. “Dia mem-buat pemain seperti Xavi dan Iniesta bisa lebih menyerang, karena lini tengah sudah ada Busquets yang bertahan dengan baik,” tambah Martinez, mantan pemain Athletic Bilbao. Laga antar dua raksasa Eropa sekaligus jawara Bundesliga dan La Liga ini bakal berjalan sangat menarik, bahkan brutal seperti istilah Xavi, sebab kedua tim sudah tidak terbebani lagi di liga domestik. Sebagian anggota pasukan Heynckes malah masih menyimpan dendam, karena empat tahun lalu disingkirkan Carles Puyol cs di arena dan etape yang sama. “Saya rasa ini saat yang ideal bagi kami untuk menghadapi Barca. Tapi masalahnya mereka juga sedang dalam performa terbaik,” pungkas Martinez. (m15/goal/tz/as/espn)

peserta di Jakarta dengan melibatkan para pemain Timnas Belanda. Bahkan Pelatih Louis van Gaal serta asistennya, Patrick Kluivert, akan turun langsung membagi rahasia Total Football bagi ribuan anak Indonesia. “Laga persahabatan ini diharapkan membuka kerjasama yang lebih luas antara KNVB dengan PSSI. Sebab, kami ingin membangun kerjasama jangka panjang untuk membantu mengembangkan sepakbola Indonesia,” kata Boele berjanji. Ketua Umum PSSI, Djohar Arifin Husin, mengaku senang dan bangga atas kedatangan Timnas Belanda. Terlebih Ini pertama kalinya Timnas Belanda datang ke Indonesia, sehingga akan menjadi partai bersejarah. “Insya Allah, Indonesia menang atas Belanda,” tandas Djohar setengah berkelakar. (yuslan)

MEDAN (Waspada): Honda Racing Championship (HRC) diklaim sebagai balapan mewah di tanah air saat ini, karena memanjakan pebalap yang menjadi pesertanya. Selain menyediakan konsumsi bagi pebalap bersama timnya, tahun 2013 ini HRC memberikan kesempatan hadiah ganda. Untuk kelas MP1, MP2, MP3 dan MP4 HRC 2013 yang dilaksanakan masing masing dua race, diberikan hadiah pemenang pada setiap race. Beda dengan balapan umumnya, karena hadiah hanya diperoleh pebalap di race akhir sebagai pemenang. Leo Wijaya, Marketing Manager CV Indako Trading Co selaku main dealer Honda di wilayah Sumatera Utara, mengungkapkan melalui HRC ini, Honda berupaya memberikan yang terbaik bagi para pebalap Sumut. “Tidak hanya memberikan kesempatan untuk berprestasi, namun juga akan memberikan hadiah menarik bagi mereka,” ucap LeoWijaya di Medan, Senin (22/4).

Waspada/Ist

PARA peserta Honda Racing Championship (HRC) tahun ini berkesempatan meraih hadiah ganda pada kelas MP1, MP2, MP3 dan MP4. “Dengan hadiah yang diberikan pada setiap race untuk empat kelas utama, diharapkan dapat memicu semangat para pebalap untuk menunjukkan segala kemampuannya dalam menaklukkan lintasan bersama motor Honda,” tambah Leo Wijaya. Menurut Gunarko Hartoyo, Corporate and Marketing Communication Manager CV Indako Trading Co, sebenarnya masih ada kehebohan baru dengan penambahan satu kelas baru 150 cc yang menggunakan sport terbaru Honda CB150R StreetFire. “Namun karena kendala waktu pelaksanaan Seri I di Ta-

ngerang yang hanya berjarak waktu satu minggu dengan Medan, akhirnya kelas ini tidak dilaksanakan di Medan,” tutur Gunarko. Dengan demikian HRC total menyajikan enam kelas balapan, yaitu HRC1 (bebek tune-up 125cc 4-tak seeded), HRC2 (bebek tune-up 110cc 4-tak seeded), HRC3 (bebek tune-up 125cc 4tak pemula), HRC4 (bebek tune-up 110cc 4-tak pemula), HRC6 (bebek standar 110cc 4tak terbuka) dan HRC7 (matic standar sampai dengan 130cc terbuka). Secara nasional, ajang bergengsi HRC 2013 merupakan tahun kesebelas penyelengga-

raan. HRC 2013 lengkapnya bergulir di Tangerang, Medan, Malang, Banjarbaru, Purwokerto, Makassar, Tegal, dan Cimahi. Khusus untuk Medan, HRC di Sirkuit Jln Pancing, awal Mei mendatang, menjadi gelaran ketiga sejak pertama kali dilangsungkan tahun 2011. “Kepercayaan ini pastinya akan kami manfaatkan semaksimal mungkin untuk mempersembahkan yang terbaik bagi kemajuan dunia balap Sumatera Utara dengan melahirkan pebalap-pebalap dengan kemampuan membanggakan,” tekad Gunarko. (m15)


Sport

WASPADA Selasa 23 April 2013

A7

Minta Pelajar Tanamkan Disiplin Kejuaraan Bulutangkis Pelajar SD MEDAN (Waspada): Kepala Dinas Pendidikan Sumatera Utara (Kadisdik Sumut), Drs Mohammad Zein MSi, meminta pelajar menanamkan tiga hal agar dapat menjalani kehidupan dan berprestasi. Ketiga hal dimaksud adalah displin, ilmu pengetahuan dan teknologi serta percaya diri. “Tanpa disiplin dan saling menghormati, tentu akan sulit menjalani kehidupan. Begitupula mempelajari ilmu pengeta-

huan dan teknologi dan rasa percaya diri. Tanpa percaya diri akan sulit beradaptasi dengan lingkungan,” kata Mohammad Zein saat membuka Kejuaraan Bulutangkis Pelajar SD di GOR PBSI Sumut, Jl William Iskandar/Pancing Medan Estate, Senin (22/4). Didampingi Kepala Bidang Pendidikan Dasar Drs Henri Siregar MPd, Zein menyambut positif kegiatan yang merupakan kerjasama Dinas Pendidikan Su-

mut dan PBSI Sumut. Diharapkan kegiatan tersebut dapat memunculkan pebulutangkis berbakat untuk dibina agar ke depan Sumut menjadi gudangnya pebulutangkis nasional. Wakil Ketua Pengprov PBSI Sumut, H Muchtar Aritonang, mengakui beberapa tahun belakangan ini prestasi bulutangkis di tanah air kurang menggembirakan. Untuk itu, PB PBSI dan Mendiknas melakukan Memorandum of Understanding

(MoU) untuk mencari bibit pebulutangkis di kalangan pelajar. Ketua Panpel, KasimWijaya, melaporkan kejuaraan yang berakhir pada 24 April mendatang diikuti 447 peserta dari 202 sekolah di 18 kabupaten/kota se-Sumut. Ke-18 kabupaten/ kota tersebut adalah Medan, Deliserdang, Serdang Bedagai, Binjai, Tanjungbalai, Asahan, Labuhanbatu, Labuhan Batu Utara, Labuhan Batu Selatan, Pematangsiantar, Simalungun,

Tebingtinggi, Batubara, Padangsidimpuan, Langkat, Padang Lawas, Padang Lawas Utara, dan Pakpak Barat. Jumlah peserta kelompok tunggal putra kelas 4-6 sebanyak 203 atlet, tunggal putri 115 atlet, tunggal putra kelas 1-3 sebanyak 104 atlet, dan tunggal putri terdapat 25 peserta. Sebelumnya, Wakil Ketua KONI Sumut Prof Agung Sunarno berharapkan kejuaraan dapat dilaksanakan berkesinambungan. (m18)

ISG Pindah Ke Jakarta JAKARTA (Waspada): Setelah melalui beberapa pertimbangan, penyelenggaraan Islamic Solidarity Games (ISG) III yang semula akan digelar di Pekanbaru, Riau, akhirnya diputuskan dipindah ke Jakarta. Menpora Roy Suryo dalam keterangannya kepada para wartawan di Jakarta, Senin (22/ 4), menyebutkan keputusan untuk memindahkan ISG ke Ibukota setelah melakukan rapat dengan beberapa tokoh

penting. Di antaranya Ketua KOI Rita Subowo, Ketua Panitia Pusat ISG III Anthony Sunarjo, wakil dari panitia daerah, wakil dari Menko Kesra serta wakil dari Prima. “Memindahkan penyeleng-

garaan ISG dari Pekanbaru adalah opsi ketiga yang selama ini saya coba tutup rapat-rapat. Tapi setelah mendengar masukan dari berbagai pihak, akhirnya dengan terpaksa ISG kita pindahkan ke Jakarta,” ujar Roy Suryo. Dikatakan, perpindahan ISG ke Jakarta pun tidak mengikuti jadwal semula di Pekanbaru, yakni 6-17 Juni. Jadwal baru yang telah disepakati dalam rapat adalah 22 September hingga 1 Oktober 2013.

“Kami sudah mencermati agenda yang akan terjadi, ternyata pada tanggal itulah yang dirasakan paling memungkinkan untuk menggelar ISG di Jakarta,” kata Roy. Jika harus dipindah ke Jakarta, masih kata Roy, jelas tidak mungkin dilaksanakan pada 617 Juni, karena waktunya sangat mepet. Sedangkan pada JuliAgustus masuk dalam bulan Ramadhan dan Idul Fitri. Begitu pula pada 15 Oktober ada perayaan Idul Adha.

Sedangkan di Riau sendiri akan menggelar Pilkada Gubernur pada 4 September. Itu pun dengan kemungkinan berlangsung dua putaran. Setelah mencermati agenda-agenda tersebut, maka tanggal yang dianggap pas adalah 22 September hingga 1 Oktober. “Setelah pertemuan tersebut akan dilanjutkan dengan melakukan perubahan Keppres karena penunjukan Riau sebagai tuan rumah ISG juga melalui Keppres,” tandas Roy. (yuslan)

Karisma Juara Piala PSSB-SU MEDAN (Waspada): Tim U11 SSB Karisma B menjuarai festival sepakbola Piala Persatuan Sekolah Sepakbola Sumatera Utara (PSSB-SU) di Stadion Baharoeddin Siregar, Lubukpakam, Minggu (21/4). Tim asuhan pelatih Yanto dan Munthe itu tampil juara setelah menaklukkan SSB Karisma A 1-0. Gol tunggal Karisma B dicetak Rizaldi. “Alhamdulillah, dua tim yang kami turunkan tampil di partai final. Prestasi ini cukup membanggakan dan semoga menjadi motivasi anak-anak untuk terus berprestasi,” ujar Yanto, Senin (22/4). Ketua PSSB-SU, Sumitro, mengatakan festival tersebut merupakan program awal pihaknya dalam mendukung pembinaan SSB di Sumut, khu-

susnya anggota PSSB-SU. Ke depan, PSSB-SU juga berencana menggelar liga yang diikuti tim-tim SSB anggota PSSB-SU. “PSSB-SU berdiri sejak 18 Maret 2013. Hingga saat ini kita sudah mempunyai 18 anggota SSB dan diharapkan jumlah anggota akan terus bertambah. Hal ini untuk memudahkan kami dalam mendukung pembinaan SSB di Sumut,” ucap Sumitro menjelaskan PSSB-SU bertujuan memberantas praktik pencurian umur pemain yang selama ini masih marak. “Harapan kami, pembinaan SSB di Sumut akan lebih merata. Tidak seperti selama ini, ada SSB yang menonjol prestasinya, tetapi di sisi lain ada juga yang tidak pernah berprestasi,” ujar Sumitro menambahkan dalam waktu dekat akan membentuk

tim untuk kompetisi tingkat nasional di Pulau Jawa. PSSB-SU berdiri atas gagasan 11 pengurus SSB di Sumut, yakni SSB Karisma, Rajawali, Putra Mulia, Supra Pasifik, Medan Krio, Disparpora Binjai, PTP 2 Tanjungjati, Porsabi, Widuri, Tandem Putra, dan Cikal Garuda. Pengurus terdiri atas Sumitro (Ketua) didukung Hamzah, Syahwanto, Irwansyah, Meladi, Budi, Sutoyo, dan Marlan. (m42)

sosok yang sulit dilalui mobil maupun sepeda motor biasa. Dengan demikian bupati dan para kepala dinas dapat mendengar langsung keluhan dan harapan masyarakat dan pembangunan menjadi tepat sasaran. Seperti dilakukan baru-

Waspada/Syahri Ilham Siahaan

BUPATI Labura H Buyung (3 kanan) bersama rombongan XTRJ4L istrahat sejenak saat mengunjungi daerah pelosok baru-baru ini di Desa Sipolongat Kec Na IX-X.

TTS TOPIK

Putih melangkah, mematikan lawannya dalam enam langkah.

Jawaban di halaman A2. 8

7

6

5

4

3

2

1 A

B

C

D

E

F

G

H

MEDAN (Waspada): Klub PU Deliserdang akan mengirim enam atlet putra terbaiknya dalam mengikuti turnamen nasional bola voli pantai di Sumatera Barat (Sumbar) yang akan berlangsung 25-28 April nanti. “Keenam atlet dimaksud akan dibagi menjadi tiga pasang, yakni Rosadi/Bambang, Yopi/ Andre, dan Dandi/Yuanda. Nantinya, mereka didampingi pelatih Syahrizal,” ujar Ketua Klub PU Deliserdang, Elfian, Senin (22/4). Dikatakan, pihaknya akan menjadikan bola voli pantai sebagai cabang prioritas pembinaan di Sumut. “Ya, bola voli pantai tidak sekadar olahraga pelengkap, tetapi akan kita jadikan sebagai salah satu cabang penyumbang medali PON untuk Sumut,” tegas Elfian. “Saya yakin bola voli pantai Sumut bisa mencapai hasil maksimal di PON. Tinggal bagaimana kita memaksimalkan talenta yang ada. Salah satu langkah yang harus ditempuh adalah memfasilitasi atlet, baik dari segi sarana latihan mau-

Waspada/Ist

KONTINGEN voli pantai PU Deliserdang foto bersama usai latihan, Senin (22/4).

pun mengikuti sejumlah kejuaraan nasional,” tambahnya. Dalam mengikuti turnamen nasional di Sumatera Barat, Elfian berharap atlet yang dikirim tampil di partai final. Menurutnya, target tersebut cukup realistis melihat hasil atlet pada kejuaraan di Bengkalis kala mampu menembus lima besar. (m42)

Mhd Zulan Lulus DAN IV UKT Karate Kala Hitam Waspada/Dedi Riono

TIM U-11 SSB Karisma yang sukses menjuarai festival sepakbola Piala PSSB-SU diabadikan bersama para pelatih, Senin (22/4).

ini diikuti yang lain. Kiblat olahraga Kabupaten Asahan harus bergeser dari Kisaran, minimal ada pemerataan prestasi,” ujar Ketum KONI Asahan Nurkarim Nehe SE MSP didampingi Waketum Haris ST, dan Kabid Organisasi Anda S Rambe SH dalam pembukaan Porkec Seikepayang, Senin (22/4). Ketua Koordinator Olahraga Kecamatan Seikepayang, Ahmad Husaini Panjaitan alias Ucok SP, melaporkan Porkec Seikepayang digelar hingga Sabtu (27/4) dan dirangkai dengan pelantikan Koordinator Olahraga Kecamatan Seikepayang. Dikatakan, cabang olahraga

yang dipertandingkan adalah tenis meja (65 atlet), catur (60), dan atletik (110). Ucok menambahkan tanpa mengesampingkan pembinaan cabang olahraga lain, pihaknya sengaja fokus meraih medali Porkab Asahan di tiga cabang tersebut. “Pemkab Asahan sangat apresiatif terhadap Porkec Seikepayang sebagai bukti pembinaan olahraga di Kabupaten Asahan mulai merata dengan dukungan masyarakat seperti di Seikepayang ini,” ujar Bupati Asahan dalam sambutan tertulis yang dibacakan Sekretaris Disporabudpar Asahan, Drs H Samsuddin. (a15)

Bersama XTRJ4L Jelajahi Pelosok Labura

Problem Catur

Voli Pantai Di Sumbar

Gelar Pekan Olahraga Kecamatan SEIKEPAYANG, Asahan (Waspada): Kecamatan Seikepayang, Kabupaten Asahan, mencatat sejarah baru dengan menjadi daerah kecamatan yang menggelar Pekan Olahraga Kecamatan (Porkec). “Ini sejarah dan sangat positif sebagai persiapan menghadapi Porkab Asahan Juni nanti. Semoga kreasi kecamatan

-Waspada/Sapriadi-

terhambat dan ekonomi masyarakat sulit berkembang. Melihat kondisi itu, Bupati Labura H Khairuddinsyah SE membina komunitas trail yang dinamakan XTrim Trail Jelajah Labura (XTRJ4L). Tujuannya menjelajahi daerah-daerah pe-

PU DS Kirim Enam Atlet

Seikepayang Catat Sejarah

DRUMBAND Perguruan Alwasliyah Seikepayang membuka defile kontingen dalam pembukaan Porkec Seikepayang, Senin (22/4).

AEKKANOPAN ( Waspada): Labuhan Batu Utara (Labura) memiliki beberapa desa yang belum terjangkau oleh kendaraan roda empat. Baik itu di daerah pesisir pantai maupun daerah pegunungan, sehingga pembangunan jadi

Waspada/Setia Budi Siregar

KADISDIK Sumut Drs Mohammad Zein MSi berfoto bersama para peserta usai acara pembukaan di GOR PBSI Sumut Jalan William Iskandar/Pancing Medan Estate, Senin (22/4).

baru ini di Dusun Sipolongat, letaknya di kaki bukit barisan Kecamatan NA IX-X. Kharuddinsyah akrab disapa Haji Buyung beserta rombongan XTRJ4L mendatangi daerah tersebut disambut haru warga setempat, yang langsung mengupah-upahnya. Rombongan XTRJ4L juga mengadakan bakti sosial menyerahkan bantuan sembako untuk warga Dusun Sipolongat. Bantuan juga diberikan kepada warga di jalur lintasan rombongan XTRJ4L Labura. “Kami sangat terharu atas kehadiran rombongan bupati ke kampung kami. Selama ini belum pernah ada seorang bupati berkunjung ke kampung kami,” ujar warga. Bupati Labura sendiri mengaku bangga kepada komunitas XTRJ4L yang dengan se-

POLITIK & HUKUM

mangat mendampinginya mengunjungi daerah-daerah terisolir. H Buyung mengaku akan terus mengunjungi daerah-daerah terisolir lainnya. “Saya akan terus mengunjungi seluruh daerah di Labura sesulit apapun medanya. Sehingga saya bisa mendengar aspirasi masyarakat secara langsung,” ujar H Buyung, Senin (22/4). Untuk lebih mengenal masyarakat, Buyung bersama anggota XTRJ4L akan mengadakan kegiatan bermalam di alam bebas yang dinamakan XTrim Labura Adventure (XLA). Kegiatan ini akan diikuti pecinta motor trail dari Pulau Sumatera dan Jawa, rutenya meliputi kawasan Bukit Barisan dan bermalam di tepi Sungai Kualuh. (c08)

MENDATAR

1. Barrack———, Presiden AS yang luput dari pembunuhan lewat surat. 4. Nama zat beracun di dalam surat yang ditujukan kepada Presiden di atas, mematikan dalam 36 jam jika terhirup. 7. Kota di AS yang dibom baru-baru ini saat lomba maraton. 10. Bekas; Mantan. 11. Besar; Mulia; Nama panggilan menteri Laksono. 12. Selesai secara menyeluruh. 14. Tengah; Bagian tengah; Kota——, kota yang merupakan ibukota daerah tingkat dua. 15. Hukum agama Islam. 17. Singkatan Sidang Istimewa. 18. Panggilan untuk menghadap pengadilan; Dakwa; Dakwaan. 19. Kelompok Bimbingan Ibadah Haji. 20. Sekelompok orang yang bekerja membantu ketua. 21. Pengawasan; Pemeriksaan. 23. Saudi———; Lawrence of———. 26. Negara dipimpin Mahmoud Ahmedinejad. 27. International Atomic Energy Agency. 28. Perangkap; Jebakan. 29. Negara pecahan Uni Soviet di Eropa Timur, beribukota Minsk. 30. Judul lagu kebangsaan ciptaan

Waspada/ist

KETUM PB Perguruan Karate Kala Hitam HA Ronny Simon (tengah) didampingi Effendi Mercu, Kaspian, dan Murah Nasution bersama Mhd Zulfan yang menerima ijazah berikut sabuk DAN IV di Dojo Jl Sei Asahan No 34 Medan, Minggu (21/4).

MEDAN (Waspada): Ketua Pelatih Perguruan Karate Kala Hitam Kabupaten Rokan Hilir (Rohil) Provinsi Riau, Mhd Zulfan, dinyatakan lulus DAN IV, setelah Ujian Kenaikan Tingkat (UKT) di Dojo Pusat Kala Hitam, Jl Sei Asahan Medan, Minggu (21/4). UKT yang dihadiri langsung Ketua Umum Pengurus Besar (PB) Perguruan Karate Kala Hitam HA Ronny Simon dipimpin Instruktur Effendi Mercu dibantu Kaspian (Bro), Murah Nasution, Reza, Thamrin, dan Sukamto. Ronny Simon, ketika menyerahkan ijazah berikut sabuk DAN IV, mengharapkan Zulfan mengikuti kejuaraan karate full contact agar terus meningkatkan prestasi dan pengalaman, terutama dalam mengembangkan karate Kala Hitam di Provinsi Riau. “Karate Kala Hitam di Kabupaten Rokan Hilir agar terus ditingkatkan. Jika ada hambatan, hubungi PB Kala Hitam yang berpusat di Medan,” tegas Ronny Simon yang juga Staf Khusus Bidang Organisasi PB Forki itu. (m42)

PTPN III Dasah Imbangi Guntor TANAH KARO (Waspada): PS PT PN III Distrik Asahan (Dasah) imbangi PS Guntor Brastagi 4-4 dalam laga ujicoba di Lapangan Guntor, Brastagi, Kab Tanah Karo, Minggu (21/4). “Pertandingan ini sebagai persiapan menghadapi Divisi III PSSI Sumut sekaligus wisata di Brastagi,” ujar Pembina PS PTPN III Dasah yang juga Distrik Manajer Asahan, Ir Alexander Maha MM. Menurutnya, pertandingan ini juga sebagai tolak ukur kekuatan tim, sehingga juara pertama

U-18 PSSI Asahan ini bisa terus mengasah kemampuan. Seperti diketahui, pembinaan sepakbola merupakan program Dirut PT PN III. Ketua Tim Ofisial PS PTPN III Dasah, Bambang Sugianto didampingi APK Kebun Seidadap Khairil Anwar Amd, Manajer Kebun Seidadap Ir H Alamsyah, dan Drs Marihot MM, menuturkan pihaknya akan terus berusaha meningkatkan mutu timnya atas dukungan Distrik Manajer PT PN III Distrik Asahan, Ir Alexander Maha MM. (a15)

KETUA Tim Ofisial PS PTPN III Dasah Bambang Sugianto, dan PS PT PN III Dasah bersama dengan PS Guntor di Lapangan Bola Guntor Brastagi, Minggu (21/4). -Waspada/Ist-

Senam Massal Warga Medan MEDAN (Waspada): Pelaksanaan senam massal bertajuk ‘Semua Sehat, Semua Cerdas, BUMN Milik Rakyat’ digelar Sapma IPK Sumut di Lapangan Benteng Medan, Sabtu (20/4), diikuti ratusan peserta dari PTPN II, PTPN III, dan PTPN IV. Sayangnya, kegiatan itu batal dihadiri Menteri BUMN, Dahlan Iskan. “Dahlan Iskan tidak dapat hadir karena dipanggil secara mendadak oleh Presiden Susilo

WR Soepratman (dua kata, tulis tanpa spasi).

MENURUN

1. Orang yang selalu berpengharapan baik dalam menghadapi segala hal. 2. Usul perubahan UU di DPR; Penambahan pada bagian yang sudah ada. 3. Tidak memberitakan suara; Tidak menentukan sikap. 5. Negara yang mantan PMnya, Margaret Thatcher, meninggal baru-baru ini. 6. Tidak positif; Tidak pasti. 8. Doktrin (isme) atau ajaran revolusioner menggunakan pekerja sebagai kontrol terhadap ekonomi dan pemerintahan. 9. Penjaga kantor; Agen polisi. 13. Pegawai negeri yang mengepalai urusan pelabuhan; Kepala pelabuhan. 16. Bersifat dasar; Pokok; Hak—— manusia. 21. Dewan pemerintahan yang terdiri atas para menteri. 22. Aturan; Tata tertib. 24. Campur; Pedang kebesaran. 25. Kota yang terbersih dan terindah. 28. Gelar bagi kaisar Rusia (sebelum Revolusi 1917). 29. Burung asal Nias yang jadi identitas Sumut.

Bambang Yudhoyono. Tetapi absennya Pak Dahlan digantikan asistennya, Abdul Aziz,” kata Humas Syahrul A Siregar, Senin (22/4). Usai senam massal, acara dilanjutkan sarapan bersama di Kantor Kodim 0201/BS. “Acara senam ini bermanfaat untuk kesehatan, sehingga kiranya dapat diprogram terjadwal,’’ ujar seorang peserta. (m03)

Sudoku Isi kotak kosong dengan angka 1 sampai 9. Tidak boleh ada pengulangan angka mendatar, menurun, maupun di dalam kotak 3x3 bergaris tebal. Tingkat kesulitan: mudah (**), bisa diselesaikan dalam waktu tak sampai tujuh menit. Jawabannya di halaman A2 kolom 1.

1 2 6 5 4 2 6 1 3 8

3 6 9 7 7 1 3 2 4 5

7 4 5 8 2 6 7 9 4 3

9 3 6 1 7 9 4 3 2 8 **236


Sport

A8

WASPADA Selasa 23 April 2013

Marquez Fenomenal AUSTIN, AS (Waspada): Fenomenal! Itulah kata yang pantas dialamatkan kepada Marc Marquez (foto) setelah meraih kemenangan perdana di ajang MotoGP Austin, Senin (22/4). Hebatnya, Marquez mampu mengungguli dua pebalap senior, Dani Pedrosa dan Jorge Lorenzo.

AP

Dalam balapan di Circuit of the Americas, Austin, Marquez yang juga debutan di MotoGP finish terdepan dengan catatan waktu 43 menit 42.123 detik. Rider berusia 20 tahun itu juga unggul +1.534 detik dari Pedrosa yang notabene rekan setimnya di Repsol Honda dan +3.381 detik dari juara bertahan Lorenzo (Yamaha). Sejak pelatihan bebas, Marquez tampil agresif. Di lomba yang sesungguhnya, kecepatan pebalap muda asal Spanyol ini juga tidak memudar. Memulai balapan dari posisi terdepan, Marquez sempat kecolongan setelah Pedrosa menggeber motor untuk berada di posisi depan.

100 Podium Untuk Lorenzo

AP

PEBALAP Yamaha Jorge Lorenzo (kanan) resmi merasakan 100 podium di MotoGP Austin, Senin (22/4).

AUSTIN, AS (Waspada): Meski gagal menang pada seri MotoGP Austin, Jorge Lorenzo (foto) bisa sedikit tersenyum setelah menoreh an rekor baru. Pebalap andalan Yamaha Factory asal Spanyol ini baru saja mencatatkan rekor 100 podium. Lorenzo hanya mampu finish ketiga pada seri kedua di MotoGP Austin, Texas, Amerika Serikat, Senin (22/4). Di depan sang juara bertahan, terdapat Dani Pedrosa dan tandemnya di Repsol Honda yang kemudian menjuara lomba, Marc Marquez. Podium ketiga di Austin menggenapi torehan apik Lorenzo dalam urusan berdiri di atas podium. Ini merupakan podium ke-100 yang dicapai Lorenzo sejak berkarier di dunia balap motor (125cc, 250cc hingga MotoGP) pada 2003 silam. “Ini adalah hari yang penting buat saya. Saya tidak pernah me-nyangka bisa mencapai jumlah ini (100 podium). Jadi, hari ini bisa dibilang hari bersejarah buat saya,” ujar Lorenzo. “Waktu berjalan sangat cepat, rasaya baru kemarin saya mencatatkan kemenangan pertama saya, yaitu podium di Brazil pada 2003. Kini saya sudah 100 podium,” tandasnya. Podium-podium Lorenzo, 62 di antaranya didapat di kelas MotoGP, 29 di kelas 250cc, dan sembilan lainnya di kelas 125cc. Dari jumlah 100 podium tersebut, 42 berupa kemenangan berada posisi teratas. (m33/mgp)

bintang Spurs. Kemenangan Spurs tak lain berkat peran Tony Parker dan Manu Ginobili yang sama-sama berhasil mengemas 18 poin. Bagi Spurs, kembalinya Ginobili memperkuat tim memberi angin segar mengingat pemain asal Argentina itu memang kerap menjadi ‘X- Factor’ bagi Gregg Popovich. Tim Duncan enggan ketinggalan dan menambahkan 17 poin 10 rebound bagi Spurs. Dari kubu Lakers, Dwight Howard menjadi tumpuan poin dengan mengemas 20 angka 15 rebound. Steve Nash menyumbang 16 poin, sedangkan Pau

PSMS Target Menang MEDAN (Waspada): Skuad PSMS Medan bertolak ke Aceh melakoni laga away perdana menghadapi PSSB Bireuen dalam lanjutan Divisi Utama Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS), Rabu (24/4) besok. Rombongan dipimpin pelatih Edy Syahputra dengan target mencuri poin penuh. “Misi kita ke Bireuen adalah mencuri poin penuh sebab start awal yang bagus akan menentukan langkah PSMS selanjutnya,” ungkap Edy sesaat sebelum berangkat, Senin (22/4). Pelatih berlisensi A nasional ini menjelaskan, dengan kemenangan atau minimal seri di Bireuen akan semakin membuat Ayam Kinantan percaya diri dalam mengarungi kompetisi di tengah krisis finansial. “Kita mengerti dengan kondisi saat ini, anak-anak (pemain-red) pun begitu. Maka dari awal tadi saya bilang start awal ini akan menentukan langkah PSMS ke depannya,” tambah Edy mengaku buta kekuatan lawan. Dari 20 pemain yang dipilih Edy, semuanya berangkat dalam kondisi siap tempur. Hal tersebut menampik kabar ada beberapa pemain urung berangkat karena gaji belum dibayar. Seperti Saktiawan Sinaga yang disebut-sebut menolak ikut namun akhirnya terlihat hadir bersama pemain lainnya. Menghadapi PSSB, PSMS memakai pola 4-2-3-1 dengan menempatkan penyerang gantung. Pun demikian, Edy mengaku tidak terpatok dengan

Pasang Iklan Telp. 4528431 HP. 081370328259 Email: iklan_waspada@yahoo.co.id

skema tersebut dan lebih melihat kondisi lawan di pertandingan nanti. “Dalam 20 menit pertama skema lawan dapat terlihat dan bisa saja sewaktu-waktu formasi kita ubah ke 4-4-2 diamond, tergantung lah,” pungkasnya. (m33)

Gasol mencetak 16 poin 16 rebound dalam kekalahan Lakers. Di laga lain, Oklahoma City Thunder masih terlalu tangguh bagi Houston Rockets. Dipimpin Kevin Durant dan Russell Westbrook, Thunder unggul 1-0 berkat kemenangan 120-91. Durant menjadi top skor Thunder dengan 24 poin dan Westbrook melengkapi sukses unggulan utama Wilayah Barat itu dengan cetakan 19 angka 10 assist. Di Wilayah Timur, juara bertahan Miami Heat memulai playoff dengan mengalahkan Milwaukee Bucks 110-87. Menjamu Bucks di American Airlanes Arena, Heat tampil cukup dominan. Tim asuhan Erik Spoelstra tersebut tidak pernah ketinggalan dalam perolehan poin. LeBron James kembali menjadi bintang Heat dengan koleksi 27 poin 10 rebound, dan delapan assist. LeBron turut dibantu Ray Allen 20 angka dan Dwyane Wade dengan 16 poin. Kemenangan juga dipetik Indiana Pacers yang mengatasi Atlanta Hawks 107-90. (m33/ap)

Spanyol/Repsol Honda Spanyol/Repsol Honda Spanyol/Yamaha Factory Inggris/Yamaha Tech 3 Jerman/LCR Honda Italia/Yamaha Factory Italia/Ducati Team Spanyol/Honda Gresini AS/Ducati Team Italia/Pramac Racing Spanyol/Power Electronics Inggris/Yamaha Tech 3 AS/Pramac Racing Prancis/Power Electronics Kolombia/Paul Bird Inggris/Paul Bird Jepang/Avintia Blusens Spanyol/Avintia Blusens Italia/NGM Forward Racing Australia/Honda Gresini AS/Attack Performance

Qatar, saya sangat senang. Tapi, saya lebih senang hari ini setelah kemenangan pertama. Saya tampil lebih baik dari yang saya harapkan. Terima kasih atas usaha tim sepanjang pramusim,” ujar Marquez. Meski meraih prestasi luar biasa di MotoGP Austin, Marquez enggan terbuai. Dirinya hanya berharap bisa meraih kemenangan lebih banyak di sisa musim sekaligus mendulang prestasi maksimal. “25 poin ini penting, tapi saya sadar ada banyak sirkuit yang lebih sulit di depan kami. Target kami bukanlah juara dunia, tapi

43:42.123s 43:43.657 43:45.504 43:48.739 43:54.797 43:58.738 44:04.497 44:04.977 44:15.896 44:24.235 44:30.960 44:32.828 44:56.255 44:57.774 45:01.714 45:16.514 45:21.946 45:22.075 45:28.896 45:30.207 +1 lap

menikmati setiap balapan,” tegas Marquez. Atas pencapaian Marquez, Lorenzo memuji rookie MotoGP tersebut. Menurut Lorenzo, Marquez sangat fenomenal sehingga berhasil menjadi juara GP Austin sekaligus memecahkan rekor kelas premier. Sukses juara juga menjadikan Marquez menduduki puncak klasemen sementara. “Saya ingin mengucapkan selamat kepada Marc atas rekornya, pemenang termuda dalam sejarah. Hari ini dia terbaik, fenomenal,” puji Lorenzo sportif. (m47/ap)

Kimi Akui Red Bull Unggul

Kobe Absen, Lakers Tumbang SAN ANTONIO, AS (Waspada): LA Lakers harus mengakui kehebatan San Antonio Spurs pada game pertama playoff NBA Wilayah Barat, Senin (22/4). Bertandang ke AT&T Center, Lakers harus bermain tanpa Kobe Bryant yang cedera. Absennya Kobe pun cukup berdampak besar, karena Lakers tumbang 79-91. Lakers sempat memberi perlawanan pada kuarter kedua dengan menang tipis 22-21, sebelum Spurs memimpin di akhir babak pertama 45-37. Di dua kuarter tersisa, kondisi tidak berubah di mana Lakers kembali kesulitan meladeni bintang-

Pedrosa sempat mendominasi balapan, namun dikejar Marquez saat balapan tersisa sembilan putaran. Sejak itu, Pedrosa tidak dapat mengejar Marquez dan harus rela menjadi runner-up. Lorenzo juga sempat memberi perlawanan, namun hanya bertahan selama lima lap sebelum memutuskan untuk memperlambat kecepatan motornya. Cal Crutchlow juga tampil tidak terlalu buruk. PebalapTech 3 Yamaha itu finish keempat sekaligus lebih cepat dari Stefan Bradl (LCR Honda) dan Valentino Rossi. Khusus Rossi, pebalap Yamaha asal Italia ini finish mengalami masalah saat lomba. The Doctor mengakui terdapat masalah di bagian rem, termasuk salah satu bagian dari cakramnya terlepas. Di usia 20 tahun dan 64 hari, Marquez menjadi pebalap termuda yang mampu meraih kemenangan di kelas primer grand prix. Marquez pun mengalahkan rekor sebelumnya yang dipegang legenda Honda asal Amerika Serikat, Freddie Spencer, yang menjuarai MotoGP Belgia 1982. Ketika itu, Spencer berusia 20 tahun dan 196 hari. “Setelah meraih podium di

Hasil MotoGP Austin Marc Marquez Dani Pedrosa Jorge Lorenzo Cal Crutchlow Stefan Bradl Valentino Rossi Andrea Dovizioso Alvaro Bautista Nicky Hayden Andrea Iannone Aleix Espargaro Bradley Smith Ben Spies Randy De Puniet Yonny Hernandez Michael Laverty Hiroshi Aoyama Hector Barbera Claudio Corti Bryan Staring Blake Young

AP

ABSENNYA Kobe Bryant dimanfaatkan Manu Ginobili dan punggawa San Antonio Spurs lainnya di game pertama NBA Playoff Wilayah Barat, Senin (22/4).

SAKHIR, Bahrain (Waspada): Kimi Raikkonen yakin Lotus takkan pernah bisa bertarung memperebutkan kemenangan di Bahrain karena Red Bull Racing berada di luar jangkauan. Juara dunia 2007 mengatakan hal tersebut usai GP Bahrain, Minggu (21/4). Pebalap Finlandia ini merebut podium ketiganya pada musim 2013 setelah menjadi runner-up GP Bahrain, di belakang juara dunia Sebastian Vettel. Peringkat ketiga dalam balapan di Sirkuit Sakhir itu ditempati rekan setim Kimi, Romain Grosjean. Hasil seri keempat tersebut memperlihatkan adanya peningkatan pesat dari Lotus, setelah mengalami kesulitan dalam sesi kualifikasi. Pasalnya, saat itu Kimi hanya berada di urutan kesembilan dan Grosjean satu posisi di belakangnya. Meski memulai balapan dari posisi yang tak menguntungkan itu, Kimi tetap berhasil naik podium. Disinggung apakah mungkin menjadi pemenang seandainya mendapatkan posisi yang lebih bagus saat kualifikasi, pebalap berusia 33 tahun ini mene-

AP

JAGOAN Lotus Kimi Raikkonen (kiri) mengakui Sebastian Vettel lebih unggul di Sirkuit Sakhir pada GP Bahrain, Minggu (21/4). pis hal tersebut, karena sadar kecepatan Red Bull tak tersaingi. “Saya pikir secara keseluruhan kami tak memiliki kecepatan untuk mengalahkan Red Bull pada pekan ini,” ujar mantan pebalap Ferrari tersebut. “Sehari sebelumnya kami mungkin berada beberapa ting-

kat lebih tinggi, tetapi tidak bisa menantang kecepatan mereka di depan. Jadi, ini sudah merupakan hasil yang bagus. Hari ini kami mendapatkan banyak poin dan tak kehilangan terlalu banyak dari Seba (Vettel),” lanjut Kimi. (m33/auto)


Medan Metropolitan

WASPADA Selasa 23 April 2013

B1

Waspada/Arianda Tanjung

ANTREAN kendaraan yang akan mengisi BBM di SPBU Jln. Merak Jingga Medan, menutupi badan jalan, Senin (22/4).

Antrean Di SPBU Jalan Merak Jingga Macatkan Lalulintas MEDAN (Waspada): Antrean panjang puluhan kendaraan yang akan mengisi Bahan Bakar Minyak (BBM) di Jln. Merak Jingga, sehingga menutupi badan jalan menyebabkan kecamatan arus lalulintas di kawasan tersebut, Senin (22/4).

Seorang pengendara Abdul Hadi Sitepu, 48, mengatakan, seharusnya pihak SPBU bisa membantu mengantisipasi kemacatan di jalan tersebut, karena kemacatan itu terjadi akibat banyaknya kendaraan yang ingin mengisi BBM sehingga memakai badan jalan.

“Jalan ini sempit, belum lagi arus pengendara ketika sore hari padat, ditambah lagi antrean seperti ini, ya sudahlah macat total jadinya,” ujarnyal. Turunkan anggota Secara terpisah, Kasat Lantas Polresta Medan Kompol Risya Mustario yang dikonfirmasi

melalui Wakasat Lantas AKP Anhar Rangkuti mengatakan, pihaknya selalu menurunkan anggota ke SPBU Jln. Merak Jingga kalau terjadi kepadatan antrean pengisian BBM hingga menyebabkan kemacatan. “Kalau terjadi kemacatan di Jln. Merak Jingga akibat antrean

mobil yang mau mengisi BBM, personel Sat Lantas kita turun ke lokasi,” ujarnya. Namun, lanjutnya, pihaknya juga mempunyai keterbatasan tidak sampai terus menerus mengatur arus lalulintas di depan SPBU Jln, Merak Jingga jika

terjadi kepadatan lalin, karena masih ada tugas lain seperti pengaturan lalin padat pagi, siang dan sore. “Sat Lantas Polresta Medan juga sudah pernah mengirimkan surat imbauan kepada pihak SPBU tentang antrean

mobil yang memadati ruas Jln. Merak Jingga dan pihak security SPBU juga mengatur mobil yang mau mengisi BBM agar tidak memadati badan jalan,” sebut Rangkuti. Menurutnya, anggota Sat Lantas juga sudah pernah me-

negur para sopir yang antre mengisi BBM hingga memadati badan jalan dan terjadi kemacatan, tapi dijawab para sopir mereka sangat membutuhkan BBM untuk mobilnya sehingga terjadi antrean dan mamacatkan arus lalulintas. (m39/cat)

Penerimaan Tamtama Brimob MEDAN (Waspada): Polda Sumut membuka pendaftaran Tamtama Brimob Tahun Ajaran 2013. Pendaftaran dimulai sejak 15 April sampai 5 Mei, pukul 08:00 hingga 15:00 di Aula Kamtibmas Mapolda Sumut. Kabid Humas Poldasu Kombes Pol. Heru Prakoso kepada wartawan, Senin (22/4) mengatakan, selain mendaftar langsung ke panitia pendaftaran di Polda, calon peserta bisa mendaftar melalui online. Cara pendaftaran melalui online, peserta membuka website di www.penerimaan.polri. go.id. Setelah itu pilih menu registrasi, selanjutnya klik pilihan “penerimaan tamtama”. Isi form secara lengkap dan benar sesuai dokumen dimiliki peserta. Setelah mengisi data, masukkan kode verifikasi sesuai gambar yang muncul pada kolom registrasi, selanjutnya peserta me-

masukkan password sesuai pilihan peserta (minimal 4 huruf/karakter), dan klik tombol daftar. Setelah itu akan muncul pesan informasi “selamat anda sudah mengisi form registrasi dengan benar, nomor registrasi ini harap disimpan dengan baik karena akan digunakan untuk penukaran nomor di Polda. “Jika hilang segera menghubungi panitia pendaftaran,” kata Heru. Heru mengimbau calon Tamtama Brimob menghindari calo yang mengaku bisa meluluskannya. Karena, sebutnya, yang lulus itu berdasarkan hasil seleksi yang diawasi pengawas internal dan eksternal. Pembukaan pendaftaran Tamtama Brimob, sesuai Keputusan Kapolri No: KEP/785/8/ XII 2012 tanggal 30 Desember tentang Program Pendidikan Polri TA 2013, keputusan Kapolri

No: KEP/68/II/2013 tanggal 1 Februari 2013 tentang Penerimaan Tamtama Brimob TA 2013 dan Surat Telegram Kapolri No: ST/642/III/2013 tanggal 28 Maret 2013 tentang Jadwal dan Persyaratan Penerimaan Tamtama Brimob TA 2013. Syarat minimal, asli dan copy KTP serta KK sesuai domisili, asli dan copy akte kelahiran/ surat kenal lahir, asli dan copy semua ijazah yang dimiliki serta rapor SMU/SMK, asli dan copy SKCK, asli dan copy surat kesehatan dari Puskesmas, passfoto berwarna ukuran 4x6 sebanyak 12 lembar. Sedangkan mutlak yang wajib dipenuhi, tinggi badan minimal 163 Cm, belum pernah menikah dan sanggup tidak menikah selama pendidikan, ditambah dua tahun setelah lulus. Bersedia menjalani ikatan dinas minimal 10 tahun terhi-

tung saat diangkat menjadi Tamtama Polri. Kemudian memperoleh persetujuan orangtua/wali bagi yang belum berusia 21, tidak terikat ikatan dinas dengan instansi lain, dan saat mendaftar telah berdomisili di wilayah Poldasu minimal 1 tahun yang dibuktikan dengan KTP atau surat keterangan dari kepala desa/kelurahan setempat dan KK atau ijazah/STTB/ rapor terakhir. Selanjutnya bersedia diangkat dalam golongan pangkat Tamtama dengan membuat surat pernyataan di atas segel dan bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Indonesia. “Sedangkan persyaratan umum antara lain, warga negara Indonesia, pendidikan paling rendah SMU sederajat dan berumur paling rendah 18 tahun saat dilantik menjadi anggota Polri,” kata Heru.(m27)

Pergerakan Indonesia Sumut Audiensi Ke Polda MEDAN (Waspada): Organisasi Kemasyarakatan Pergerakan Indonesia Sumatera Utara (Ormas PI Sumut) audiensi ke Mapolda Sumut, Senin (22/4). Mereka diterima Staf Khusus Direktorat Bimbingan Masyarakat (Dit Binmas) AKBP Jidin Siagian. Ketua Ormas PI Sumut Jhoni Sarlinton usai audiensi me-

ngatakan, kedatangan mereka ke Poldasu terkait akan dilaksanakannya dialog nasional antara buruh, pengusaha, dan pemerintah pada 25 April 2013 di Hotel Santika, Medan. “Kami berharap peran serta pihak kepolisian dalam menjaga keamanan terkait penanganan aspirasi buruh di Indonesia,

khususnya Sumatera Utara, agar tidak dipandang sebagai gerakkan yang anarki,” katanya, datang bersama pengurus lain, seperti Luckita Purmanasari, Hendri, SH, Osriel Limbong, Ali Nurdin dan pengurus dari Dewan Pertimbangan DPP PI Sumut, Rico Purba, SH. Ketua Panitia Dialog Nasio-

Waspada/Ist

PENGURUS Pergerakan Indonesia Sumut saat audensi di Mapoldasu dalam rangka dialog nasional antara buruh, pengusaha dan pemerintah. Mereka diterima Staf Khusus Direktorat Binmas Poldasu, Senin (22/4)

nal, Ade Sandrawati Purba, SH kepada wartawan mengatakan, pergerakan Indonesia Sumut lebih memilih prioritas aktifitas buruh karena aktifitas tersebut mulia. Ade berharap, usai digelarnya dialog tersebut, polemik tentang pengupahan buruh di Indonesia khususnya Sumatera Utara, tidak memunculkan persoalan baru, dan diperoleh jalan keluar dalam menemukan kesepakatan yang ideal bagi buruh, pemerintah, dan pengusaha. Dia juga mengatakan, dialog nasional akan menghadirkan narasumber yang merupakan pakar ekonomi di Indonesia, seperti Dr Faisal Basri dan aktivis buruh nasional Daniel Indra Kusuma. “Melalui dialog nasional ini kita harapkan ada sinergi konsepsi dan komunikasi yang baik di kalangan buruh dan para pengusaha. Peran serta pemerintah juga sangat dibutuhkan sehingga dapat diperoleh satu pemahaman dalam penanganan aspirasi buruh di Indonesia, khususnya Sumatera Utara,” ujar Ade.(m27)

Waspada/Arianda Tanjung

KETUA DPC Hanura Kota Medan Hariman Siregar didampingi Sekretaris DPC Landen Marbun SH, beserta rombongan mendengarkan penjelasan anggota KPU Medan usai menyerahkan berkas Daftar Calon Sementara (DCS) ke Kantor KPU Medan, Jln. Kejaksaan, Senin (22/4).

El Adrian Shah Siap Pimpin KNPI Medan MEDAN (Waspada): Musyawarah Daerah (Musda) KNPI XII Kota Medan akan digelar Mei 2013. Nama El Adrian Shah SE, disebut-sebut sebagai calon kuat memimpin KNPI Medan tiga tahun mendatang. El Adrian Shah (foto) berbicara dengan wartawan di kediamannya Jln. Karya Budi, Medan Johor, Senin (22/4) menyatakan, siap maju merebut kursi ketua KNPI Medan. “Saya siap memimpin KNPI Medan,” sebut tokoh muda itu. Namun keinginan itu, kata El, akan terwujud bila dirinya mendapat dukungan penuh dari OKP dan PK KNPI se-Kota Medan. “Jika rekan-rekan OKP dan PK KNPI se-Kota Medan mempercayakan saya, maka jabatan itu saya jalankan sebaikbaiknya,” sebut Wakil Ketua MPC Pemuda Pancasila Kota Medan tersebut. El yang juga Wakil Ketua KONI Medan menegaskan, bila terpilih menjadi Ketua KNPI

Medan akan mengakomodir segala potensi pemuda untuk merubah paradigma KNPI menjadi wadah organisasi yang disegani dan dihargai. “KNPI merupakan wadah bersatunya seluruh elemen pemuda bukan untuk sekedar berkumpul. Menyatukan persepsi membangun pemuda, daerah dan bangsa merupakan bentuk tanggung jawab moral sebagai generasi muda yang punya harapan,” sebut El kelahiran

10 November 1982 itu. Putra Barkat Shah alias Akat itu mengakui sejumlah OKP dan PK KNPI se-Kota Medan telah memberikan isyarat dan dukungan terhadap dirinya, tetapi semua itu kembali ke Musda. Karenanya, dia yang juga wakil ketua HKTI Sumut sangat yakin terpilih, karena sejumlah OKP dan PK KNPI mendukungnya. Adapun visi dan misinya jika terpilih, menjadikan KNPI sebagai rumah besar pemuda di Kota Medan. “KNPI akan menjadi tempat pengembangkan kualitas intelektual, moralitas dan keterampilan pemuda,” sebutnya. Mengenai konflik yang sering terjadi antar OKP, El yang menjabat Wakil Ketua KNPI Medan periode 2009-2012 mengatakan, hal itu menjadi “PR” KNPI. Sebagai organisasi kepemudaan, KNPI harus mampu menciptakan ruang kondusif bagi pemuda untuk dapat berkompetisi secara sehat.

“Tentunya dengan menjunjung tinggi nilai-nilai kejujuran, objektifitas dan berkeadilan. KNPI harus menjadi tempat pemuda yang berwawasan kebangsaan untuk memelihara kehidupan berbangsa dalam keragaman, untuk persatuan guna terwujudnya pemuda Medan yang cerdas, modern, dan religius. Saya sangat berkeinginan pemuda sebagai subyek perubahan, bukan objek perubahan,” tutur Wakil Ketua HIPMI Medan itu. Selain itu, dia akan membuat arah dan strategi dalam hal pengembangan dan peningkatan potensi dan kualitas pemuda, melakukan konsolidasi internal yang meliputi konsolidasi kerja dan managemen organisasi. Sedangkan untuk eksternal organisasi, meningkatkan kualitas komunikasi dengan OKP dan potensi pemuda lainnya serta mengembangkan hubungan kemitraan KNPI dengan pemerintah setempat.(m27)


Medan Metropolitan

B2

WASPADA Selasa 23 April 2013

Rumah Persemayaman Jenazah Resahkan Warga MEDAN (Waspada): Keberadaan bangunan Rumah Duka di Jln. Pancing, Kel. Sidorejo Hilir, Kec. Medan Tembung, yang disinyalir sebagai tempat penyimpanan jenazah sangat meresahkan warga. Bahkan, diduga menyalahi izin peruntukan. Informasi yang diperoleh di lapangan, Senin (22/4), bangunan yang dulunya merupakan tempat pusat perbelanjaan itu, sejak beberapa bulan lalu berubah fungsi menjadi lokasi bangunan Rumah Duka milik satu yayasan. Sejumlah pekerja terlihat sedang merenovasi bangunan tersebut dan berada di sekitar pemukiman padat

penduduk. Menurut warga, Rumah Duka tersebut disinyalir nantinya sebagai tempat persemayaman jenazah sekaligus pembakaran mayat. “Informasi yang kami peroleh, Rumah Duka ini hanya sebagai tempat penyimpanan abu jenazah namun kami khawatir akan dijadikan tempat pembakaran mayat (kremasi),” sebut seorang warga yang berjualan di sekitar bangunan Rumah Duka itu. Pengurus Yayasan yang mengelola Rumah Duka yang hendak dikonfirmasi ternyata tidak berada di tempat. Bahkan, lokasi bangunan sengaja ditutup dan dipasang pagar seng setinggi 2 meter sehingga aktivitas di dalamnya tidak kelihatan dari

luar. “Pengurus yayasan berada di Tanjungmorawa, yang ada hanya pekerja,” sebut Ilham, salah seorang security. Saat ditanya, apakah Rumah Duka tersebut sebagai tempat pembakaran mayat atau penyimpanan abu jenazah, Ilham menuturkan, Rumah Duka tersebut hanya sebagai tempat persemayaman saja, bukan sebagai tempat pembakaran jenazah. Sementara itu, Lurah Sidorejo Hilir, Kec. Medan Tembung Deddy Rustam SSTP, yang dikonfirmasi menjelaskan, berdasarkan surat permohonan dan pernyataan pengelola Rumah Duka, bangunan tersebut hanya untuk tempat persemayaman saja dan tempat penyimpanan

abu jenazah. Lokasi tersebut juga bukan tempat untuk proses pembakaran mayat dan juga sudah ada surat persetujuan dari warga sekitar. “Namun, kalau memang ada keluhan dari warga, boleh langsung diajukan ke kantor kelurahan agar bisa dijembatani dengan pihak yayasan pengelola Rumah Duka,” ujarnya. Saat ditanya soal perubahan izin peruntukannya, lurah tidak mengetahuinya bahkan menyarankan agar Waspada mengkonfirmasinya ke Dinas Tata Ruang dan Tata Bangunan Kota Medan. “Soal izin peruntukkannya, saya tidak mengetahuinya, tanyakan saja ke Dinas TRTB,” sebut Deddy. (h04)

Pemukiman Tidak Miliki Tempat Olahraga Rentan Sarang Narkoba MEDAN (Waspada): Kriminolog Nursariani Simatupang SH, MHum menuturkan, lokasi atau daerah yang tidak memberikan peluang terhadap anak remaja dalam melakukan aktivitas bermain dan berolahraga akan rentan menjadi tempat atau sarang peredaran narkoba. “Jadi, lokasi-lokasi yang rentan jadi sarang narkoba tidak diklasifikasikan seperti wilayah kumuh atau lainnya. Namun, menurut saya lokasi yang tidak memberi peluang terhadap anak remaja untuk aktivitas yang lebih baik, rentan jadi sarang narkoba,” kata Nursariani kepada Waspada, Senin (22/4). Menurut dia, anak remaja butuh tempat bermain atau berolahraga, sebagai sarana hiburan mereka. Namun, ketika lokasi seperti itu tak ada maka mereka akan mencari sesuatu hal yang bisa dianggap menyenangkan. “Ketika lokasi bermain atau berolahraga itu minim, maka mereka akan mendekatkan diri dengan komunitas yang dianggap menyenangkan. Sayangnya, mereka mencari komunitas yang salah,” sebutnya.

Kata dia, saat ini tempat olahraga atau bermain terkadang hanya bisa diakses oleh sebagian anak remaja, karena harus mengeluarkan biaya atau lokasinya terlalu jauh dari rumahnya. “Tempat hiburan atau bermain yang layak untuk anak sangat minim. Misalpun ada, tidak semua anak bisa menikmati, karena harus mengeluarkan sejumlah uang atau lokasinya terlalu jauh,” ujarnya. Selain minim lokasi untuk anak melakukan aktivitas positifnya, tidak intensifnya pendidikan mental dan pembinaan agama, juga pemicu anak remaja rentan jadi pengedar narkoba. “Tidak hanya anak remaja saja perlu pendidikan mental dan pembinaan agama yang intensif, tetapi juga masyarakat dan keluarga. Kalau ini dilakukan intensif, berpikir untuk menggunakan narkotika akan jauh,” tuturnya. Nursariani mengatakan, pendidikan mental dan ajaran agama yang intensif, juga bisa meminimalisir pergerakanpergerakan narkotika yang mengarah ke diri kita. “Maka

Staf Pengajar PPMDH TPI Ikut Pameran Buku Di Malaysia MEDAN (Waspada) Dua staf pengajar Pondok Pesantren Modern Darul HikmahTaman Pendidikan Islam (PPMDHTPI) H Muhammad YusufSinagaLc,MA,danImamPratomoSHI,yangjugapenulisMimbar Jumât HarianWaspada, akan mengikuti pameran buku sedunia tahun 2013, di Kuala Lumpur, Malaysia, Rabu (24/4). Dirut CV Darussalam Yusuf Sinaga yang bekerjasama dengan Syarikat Jasmin Enterprise Malaysia, Senin (22/4) mengatakan, program ini adalah program tahunan Negara Malaysia. “Selain Malaysia, juga dengan negara lainnya seperti Mesir, Singapura, Brunai Darussalam, Amerika Serikat, Taiwan, Hongkong, Perancis, Jerman, Inggris, Australia, dan Indonesia, hanya saja waktunya berbeda-beda,” ujarnya. Sementara itu, Encik Ali selaku dirut penerbit buku terbesar nomor dua Malaysia Jasmin Enterprise dan Ibnu Kasir mengharapkan, Al Ustadz HM Yusuf dan Imam Pratomo agar bisa bekerjasama yang baik dengan syarikatnya. Dia mengucapkan terimakasih kepada instansi terkait yang telah memberikan izin kepada kedua staf pengajar PPMDH TPI untuk mengikuti kegiatan pameran buku tersebut. “Semoga pameran buku tahun ini lebih baik lagi dari tahun-tahun sebelumnya,” kata Encik Ali, Sedangkan Wakil Direktur PPMDH TPI Medan Al Ustadz Yose Rizal SAg, MM, dan Kepala MTs PPMDH TPI Medan Indra Sahputra SPdI, menyatakan dukungannya atas keikutsertaan kedua stafnya tersebut. “Semoga pengalaman mereka yang dapatkan disana nantinya akan menjadi pembelajaran yang positif dan bisa ditransferkan ilmunya dan pengalamannya ke anak-anak santri/ah PPMDH TPI Medan,” tutur Yose Rizal. (cwan)

PID Diharapkan Turunkan Angka DO Imunisasi MEDAN (Waspada): Pekan Imunisasi Dunia (PID) yang digelar serentak di Puskesmas dan layanan kesehatan, Senin (22/4), diharapkan bisa menurunkan angkadrop out (DO) imunisasi pada bayi. PID ini akan dilakukan hingga 27 April 2013. Kepala Puskesmas Sentosa Baru Medan Perjuangan dr Hj Erlina mengatakan, angka DO imunisasi terbilang cukup kecil. Untuk imunisasi Difteri Pertussis Tetanus/Hepatitis B misalnya, hanya 0,2 persen dari 2.095 sasaran bayi. Begitu juga dengan imunisasi Campak dengan jumlah DO sebanyak 0,8 persen dan DO imunisasi polio sebanyak 0,4 persen. “Melalui PID yang baru pertama sekali dilaksanakan ini, kita berharap bayi yang belum menyelesaikan imunisasinya dapat memenuhi program imunisasi dasar lengkap. Sehingga dapat terhindar dari penyakit-penyakitseperticampak,polioatautetanushepatitis,”ujarnya. Kata dia, secara khusus PID ini bertujuan antara lain meningkatkan kepercayaan/keyakinan masyarakat terhadap pentingnya imunisasi sebagai upaya melindungi bayi dan anakanak dari penyakit yang dapat menyebabkan wabah, sakit berat, kecacatan, atau kematian, serta memobilisasi masyarakat untuk mendatangi tempat pelayanan imunisasi. Kabid Penanggulangan Masalah Kesehatan (PMK) Dinas Kesehatan Medan Irma Suryani menuturkan, di kota Medan secara umum telah mencapai target imunisasi sebesar 80 persen dari 39 Puskesmas yang ada. “Seperti imunisasi Hepatitis B, lalu imunisasi BCG atau Bacillus Calmette Guerin (BCT) yang diberikan untuk mencegah penularan tuberkulosis yang berat. Jika imunisasi bayi drop out atau tidak lengkap, maka harus dilakukan tes lagi, seperti tes maontoux untuk mengetahui apakah si bayi negatif terkena TB. Kalau hasil tesnya negatif baru bisa diberi imunisasi BCG,” sebutnya Terpenting,sambungnya,ImunisasiDasarLengkapharusdiberikan kepada bayi dibawah usia satu tahun. Lantaran imunisasi bertujuan melindungi anak dari penyakit, mencegah anak cacat dan mencegah kematian pada anak. “Pemberian imunisasi di Puskesmas dan posyandu ini diberikan secara gratis,” tutur Irma. (h02)

harus ada pembinaan anak keluarga dan masyarakat secara terus menerus, misalnya belajar atau membaca ajaran agama di media. Dan saya rasa, belum ada yang bisa mengarahkan ke arah situ,” katanya. Sementara itu, Direktur Psikologi Biro Persona Dra Irna Minauli MSi mengatakan, para orangtua harus mengetahui dengan siapa anaknya bergaul. Dia juga meminta kepada orangtua untuk mewaspadai

anak yang suka berbohong.“Untuk mempertahankan ketergantungannya itu mereka menjadi suka berbohong,” sebutnya. Kata dia, sekarang hampir setiap RT ada pengguna narkobanya. Artinya narkoba sudah merambah semua lapisan. Tidak hanya kalangan atas saja tapi juga kalangan menengah dan bawah. Kalau dari segi latarbelakang keluarga kebanyakan berasal dari keluarga yang komunikasinya kurang baik. (h02)

Waspada/Andi Aria Tirtayasa

BANGUNAN Rumah Duka di Jln. Pancing, Kel. Sidorejo Hilir, Kec. Medan Tembung, yang disinyalir akan dijadikan sebagai tempat persemayaman jenazah dan pembakaran sedang tahap renovasi.

DPRD Medan Dukung Penertiban Jukir Liar MEDAN (Waspada): Ketua Fraksi Demokrat DPRD Medan Drs. Herri Zulkarnain sangat mendukung pihak kepolisian yang melakukan penertiban, bahkan menangkap juru parkir (Jukir) liar di Kota Medan. “Kita berharap agar penertiban ini dilakukan tidak sesaat saja, tapi secara rutin,” tegas

Herri Zulkarnain di kantor dewan, Senin (21/4). Herri juga menyoroti tentang pengutipan retribusi parkir pinggir jalan sebesar Rp2.000 untuk mobil dan sepedamotor Rp 1.000. “Padahal, sesuai Perda No. 7 Tahun 2002 soal retribusi parkir, tarif parkir pinggir jalan ha-

nya Rp1.000 untuk roda empat dan Rp300 untuk kendaraan roda dua,” jelasnya. Belum Tergali Maksimal Herri menilai sumber PAD belum tergali secara maksimal dari retribusi parkir yang dikelola Dishub Medan. Tidak tergalinya sektor ini disebabkan beberapa lahan parkir dibeking ok-

Sidang Perkara BNI SKM Medan

Tidak Ada Kerugian Negara Dalam Pencairan Kredit MEDAN (Waspada): Tim penasehat hukum tiga terdakwa kredit tidak terpasang di BNI SKM Medan mengatakan, tidak ada tindakan yang dilakukan kliennya melawan hukum dalam proses pemberian kredit kepada PT Bahari Dwi Kencana Lestari (BDKL). Sebab proses analisa kredit hingga persetujuan pemberian kredit telah dilakukan sesuai dengan ketentuan Perbankan lebih khusus ketentuan internal PT BNI (Persero) Tbk. Hal itu terungkap dalam duplik atau jawaban terhadap Replik Jaksa Penuntut Umum (JPU) yang dibacakan secara bergantian, Baso Fakhruddin dan Imran Nating selaku tim penasehat hukum tiga terdakwa di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Pengadilan Negeri (PN) Medan, Senin (22/4). Mereka mengatakan berdasarkan prosedur pencairan kredit telah sesuai dengan check list kepatuhan BNI, jaminan yang diserahkan PT BDKL dan telah dikuasai BNI SKM Medan jauh lebih besar dari kredit yang diterima PT BDKL. “Kredit lancar, jadi dimana letak perbuatan melawan hukumnya? JPU sebagai penegak hukum, justru melecehkan dan mencederai proses penegakan hukum. Bagaimana mungkin sebagai pene-

gak hukum, menutup mata atas fakta persidangan yang telah kami ungkap dalam pledoi,” ujarnya di ruang Cakra 7 Pengadilan Negeri (PN) Medan. Ditambahkannya, JPU tidak dapat membuktikan unsur memperkaya diri sendiri atau orang lain yang didakwakan jaksa terhadap ketiga terdakwa. “Ternyata tidak cukup bagi JPU untuk kembali mempelajari fakta persidangan. Apalagi JPU juga tidak belajar dengan baik, padahal telah mengutip UU Perseroan Terbatas tetapi tetap saja tidak dipahami oleh JPU atau memang sengaja tidak mau tahu,” katanya. Menurut dia, jauh sebelum adanya putusan MK pada 17 September 2012, MA RI ternyata pada tahun 2006 telah menfatwakan kekayaan/piutang BUMN adalah bukan kekayaan negara. “Jadi terhadap unsur kerugian negara, siapa sebenarnya yang dirugikan dalam perkara ini? Bagaimana dengan kredit yang masih lancar? Bagaimana dengan jaminan yang lebih besar dari kredit yang diterima PT BDKL?” sebutnya. Di hadapan majelis hakim yang diketuai Erwin Mangatas Malau, tim penasehat hukum terdakwa mengemukakan jika benar JPU ingin menegakkan

hukum, maka hendaknya serius dalam belajar agar tidak fatal dalam mengutip peraturan perundang-undangan. “Bahwa RUPS yang tiga kali dilaksanakan PT Atakana Company dihadiri oleh semua pemegang saham dan keputusan ketiga RUPS itu diambil dengan suara bulat. Jadi tidak benar bila JPU mengatakan keputusan RUPS itu tidak sah,” tuturnya. Dengan demikian, demi hukum sedikitpun tidak ada keraguan bahwa jual beli kebun SHGU No 102 antara PT Atakana Company dengan PT BDKL telah terjadi dengan sah, sehingga demi hukum PT BDKL adalah pemilik sah kebun SHGU No 102. “Maka terbukti replik JPU sangat tidak berdasar sehingga kami menolak seluruh dalil JPU dalam Repliknya. Kami tetap pada dalil dan permohonan dalam Pledoi. Kami yakin bahwa fakta hukum yang sesungguhnya telah Majelis Hakim pahami dan mengetahui kebenaran sesungguhnya,” ujarnya. Usai mendengarkan pembacaan duplik penasehat hukum terdakwa. Majelis hakim menunda persidangan hingga pekan depan. Selanjutnya pembacaan putusan terhadap terdakwa akan dibacakan pada Senin 29 April 2013. (m38)

Parkir Roda Dua Di Jalan Bilal Mahal MEDAN (Waspada): Parkir sepedamotor di Jln. Bilal, Kec. Medan Timur, mahal. Di karcis resmi tertulis Rp350 namun di lapangan dikutip Rp2.000. Informasi yang diperoleh Waspada, Senin (22/4), salah seorang pengendara sepedamotor, Charles Tanady, 18, mengaku dirinya terkejut saat dikutip Rp2.000 saat hendak keluar dari lokasi parkir di Jln. Bilal, persis di Kolam Pancing. Saat itu, Charles sedang berurusan di lokasi belajar mengemudi Medan Safety Driving Centre dan sepedamotornya diarahkan parkir ke dalam lokasi Kolam Pancing. Setelah urusannya selesai, Charles menyerahkan karcis parkir produksi tahun 2012 yang sudah kadaluwarsa.

Juru parkir liar itu meminta Rp2.000 sebagai uang parkir. Saat ditanyakan Charles mengapa biaya parkir sampai Rp2.000 sementara di karcis produksi 2012 itu masih tertera Rp350, untuk sekali parkir, jukir tersebut tidak bisa menjelaskannya secara rinci. “Aku terkejut kok uang parkirnyaRp2.000,padahalhanya satujamsajaparkirnya,”sebutnya. Bahkan, untuk mengelabui pemilik sepedamotor, tarif resmi Rp350 yang tertera di karcis sengaja dicoret dengan spidol hitam agar tidak diketahui pemilik sepedamotor. Saat dikonfirmasi Waspada, seorang jukir berkepala plontos mengaku terpaksa menggunakan karcis parkir produksi tahun 2012 karena untuk mengambil

karcis parkir 2013 sangat mahal harganya. Yang sekarang saja Rp2.000, kalau pakai karcis produksi 2013 makin bertambah mahal tarif parkirnya. “Kalau karcis untuk produksi 2013 sangat mahal bang ngambilnya di Dishub, jadi kami hanya diberikan karcis produksi 2012,” sebut seorang juru parkir yang mangkal di depan lokasi Kolam Pancing di Jalan Bilal itu. Warga lainnya, Apriadi ,40, mengharapkan agar Dinas Perhubungan selaku pengelola parkir di Kota Medan menarik karcis-karcis parkir yang sudah kedaluwarsa sekaligus menindak juru parkir liar yang telah menaikkan biaya parkir seenaknya dari tarif resmi Rp350 menjadi Rp.2000. (h04)

num yang berpengaruh sehingga menjadi salah satu penyebab target tidak tercapai. Pemko harus punya terobosan agar kebocoran PAD dari sektor perparkiran tidak berkelanjutan. “Dimaksimalkan saja sumber utama PAD. Lakukan terobosan,” katanya. Dari sektor parkir harus dijalankan dengan maksimal. Diduga ada permainan di lapangan dalam mengelola retribusi parkir dan penentuan besaran parkir yang harus disetor. “Target dari sektor parkir itu bisa tercapai. Bila dilaksanakan dengan sungguh-sungguh,” kata Herri optimis. Bahkan, agar pencapaian memenuhi target perlu dilakukan evaluasi per tiga bulan yang dipimpin wali kota langsung. Dari evaluasi itu bisa diketahui sektor apa saja yang masih lemah. Selain itu, evaluasi ini juga menjadi pengendali keuangan kas daerah. “Salah satu penyebab kas daerah kosong atau tekor yang berimbas tidak mampu membayar sejumlah proyek akibat PAD tidak terpantau. Bila dilaku-

kan evaluasi, maka kemampuan pembiayaan proyek bisa terpantau. Kas daerah juga tidak kosong dan tidak terjadi tunggakan,” ujarnya. Dia juga meminta wali kota Medan tidak memberikan target di luar realita atau kondisi yang ada. Sebab, PAD yang dibebankan harus berdasarkan kondisi di lapangan. Kepala SKPD juga jangan hanya menerima target yang diberikan tanpa melihat kemampuan. Akibatnya, jadi beban sendiri dan hasilnya target tidak tercapai. “Mereka harus berani menolak bila kondisinya di luar realita. Jangan hanya manutmanut saja. Contohnya, dari semua SKPD, hanya BPPT yang mencapai target PAD di 2012,” ujarnya seraya menambahkan, jika SKPD tidak mampu memenuhi target PAD, sebaiknya mengundurkan diri saja. Jukir liar Sebelumnya, Polresta Medan bersama seluruh jajaran Polsek dibantu Satpol PP, TNI dan Polisi Militer menjaring 235 Jukir, anak punk, pemain judi,

pemilik sajam dalam razia preman yang digelar, Selasa (16/ 4) sore. Dari jumlah tersebut sedikitnya ada 68 jukir yang diamankan dari sejumlah ruas jalan. Para jukir yang terjaring razia mengaku, menyetor uang retribusi parkir kepada oknum pegawai Dishub dengan nilai bervariasi mulai Rp50 ribu hingga Rp450 ribu per hari. Selain ke Dishub, ada juga jukir yang mengaku menyetor ke salah satu OKP. Mendengar pengakuan para jukir ini, Kasat Reskrim Kompol Yoris Marzuki menegaskan, pihaknya akan melakukan pemeriksaan untuk mengungkap aliran dana retribusi parkir tersebut. Bahkan seorang jukir yang terjaring razia memiliki ID Card Sat Reskrim. Ketika ditanya, jukir tersebut mengaku mendapatkan ID Card tersebut dari temannya. Curiga dengan perkataan tersebut, Yoris meminta petugas juru periksa untuk melakukan pemeriksaan. (m30/ m39)

Soal Alih Fungsi Aset Di Jln. Merak Jingga

PT KAI Tidak Transparan MEDAN (Waspada): PT. Kereta Api Indonesia (KAI) tidak transparan terkait alih fungsi aset milik negara di Jln. Merak Jingga. Buktinya, pihak PT. KAI Divre I Sumut melalui Humas Rapino Situmorang enggan menjelaskan tentang kontrak yang telah dilakukan BUMN tersebut dengan pihak swasta. Pantauan Waspada di Jln. Merak Jingga, aset milik PT. KAI Divre I Sumut berupa pergudangan, telah beralih fungsi menjadi restoran. Bahkan, di persimpangan Jln. Merak Jingga – Jln. Perintis Kemerdekaan, aset PT. KAI Divre I Sumut tersebut telah disulap menjadi tempat ibadah. Padahal, lokasi itu dinilai tidak layak dijadikan tempat ibadah. Selain berada di persimpangan jalan yang padat lalulintas, lokasi tersebut juga tidak memiliki pelataran parkir tersendiri. Akibatnya, sejumlah orang yang hendak beribadah, terpaksa memarkirkan kendaraannya di bahu jalan sehingga mengganggu kelancaran arus lalulintas. Humas PT. KAI Divre I Sumut Rapino Situmorang yang dikonfirmasi Waspada, enggan menjelaskan, tentang kontrak yang telah dibuat BUMN tersebut dengan pihak swasta sehingga

terjadi peralihan fungsi aset milik negara di kawasan Jln. Merak Jingga. Mengenai bangunan tempat ibadah di persimpangan Jln. Merak Jingga – Jln. Perintis Kemerdekaan, Rapino mengatakan, manajemen PT KAI Divre I Sumut siap memutuskan kontrak sewa lahan, jika ada warga merasa keberatan. “Kalau memang masyarakat keberatan, PT KAI siap memutus kontrak tentang kehadiran tempat ibadah di persimpangan Jln. Merak Jingga – Jln. Perintis Kemerdekaan,” kata Rapino saat dikonfirmasi Waspada, Senin (22/4). Rapino mengakui lahan tempat ibadah tersebut merupakan milik PT KAI Divre I Sumut. Pihak swasta yang membangun tempat ibadah tersebut hanya menyewa lahan. “Kalau keberadaan tempat ibadah tersebut meresahkan, maka akan kotrak lahannya akan diputuskan,” ujarnya. Saat ditanya siapa penyewa lahan PT. KAI di Jln. Merak Jingga tersebut, Rapino enggan menjelaskannya. Dia berdalih, sewa lahan tersebut merupakan perjanjian antara pihak PT KAI dengan penyewa sehingga tidak etis dijelaskan kepada masyarakat. (m32)

200 Advokat Langgar Etika MEDAN (Waspada): “Dewan Kehormatan Kongres Advokat Indonesia (DK KAI) Sumut akan memecat anggotanya yang membelot ke organisasi lain, apalagi menggunakan kartu ganda,” kata Ketua Dewan Kehormatan KAI Sumut Ahmad Dahlan Hasibuan, SH didampingi Sekretaris Amin Thomas, SH dan Borkat Harahap,SH, Senin (22/4). Menurut Hasibuan, ada sekitar 200 lebih advokat melanggar etika dan aturan KAI sehingga merusak nama baik advokat. Beberapa di antaranya menjadi pengurus organisasi advokat lain. “KAI Sumut mempersilakan anggota yang membelot itu memilih organisasi advokat. Kalau memilih KAI, silakan ikut aturan main,” tegasnya.

Mereka yang membelot akan dipanggil dan disidangkan. Jika terbukti melanggar dan merusak marwah KAI, maka diberi tindakan tegas. Menanggapi pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) Advokat di DPR-RI, KAI Sumut pada prinsipnya mendukung perubahan UU tersebut. Misalnya, sanksi pidana kepada siapapun yang bisa membatasi atau mengurangi pembelaan Advokat, dalam hal ini KAI Sumut mengusulkan pidana lima tahun penjara. “Diharapkan UU Advokat mendatang bisa meredam polemik yang selama ini dialami para Advokat. Selain itu, untuk institusi pengadilan agar tidak menghalangi tugas Advokat untuk beracara.(m24)


Medan Metropolitan

WASPADA Selasa 23 April 2013

B3

Pencoretan Kader Terbukti

Caleg PAN Mengadu Ke DPP MEDAN (Waspada): Keraguan kader Partai Amanat Nasional (PAN) terbukti. Nyatanya empat kader PAN dicoret dari daftar calon anggota legislatif (caleg) DPRDSU. Masalah ini juga sudah diadukan ke Dewan Pengurus Pusat (DPP) PAN. Empat kader PAN yang tidak diakomodir menjadi caleg DPRDSU itu adalah Ahmad

Arief, Syahrial Harahap, Anang Anas Azhar dan Husni Lubis. Tiga di antaranya berbicara kepada Waspada melalui telefon, Senin (22/4). Sebelumnya, pada Jumat (19/4), seratusan kader PAN mendemo kantor DPW partai itu, di Jln. Krakatau Medan. Para kader PAN merasa gerah menyikapi penyusunan daftar caleg. Karena sarat dengan kepentingan pribadi. Petinggi partai hanya mengakomodir orang-orang

Jadwal Penerbangan Di Bandara Polonia No. Penerbangan Ke Flight

Pukul

Tiba Dari

Flight

GARUDA INDONESIA 1 Jakarta GA-181 2 Jakarta GA-183 3 Jakarta GA-185 4 Jakarta GA-187 5 Jakarta GA-189 6 Jakarta GA-191 7 Jakarta GA-193 8 Jakarta GA-147 9 Jakarta GA-195 10 Banda Aceh GA-142 11 Banda Aceh GA-14.6

05.20 08.45 10.30 11.55 13.55 15.55 17.55 18.45 19.55 09.45 14.50

Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Banda Aceh Banda Aceh

GA-180 GA-182 GA-184 GA-186 GA-146 GA-188 GA-190 GA-192 GA-196 GA-143 GA-147

08.00 09.45 11.10 13.20 14.20 15.10 17.10 19.10 22.00 13.10 17.55

CITILINK 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Batam 5 Batam

QG-831 QG-833 QG-835 QG-880 QG-882

8.40 18.50 20.05 10.00 14.20

Jakarta Jakarta Jakarta Batam Batam

QG-830 QG-832 QG-834 QG -881 QG-883

08.05 09.05 09.35 13.15 17.55

AIR ASIA 1 Kuala Lumpur 2 Kuala Lumpur 3 Kuala Lumpur 4 Kuala Lumpur 5 Penang 6 Penang 7 Kuala Lumpur 8 Baangkook 9 Bandung 10 Surabaya 11 Bandung 12 Banda Aceh 13 Pekanbaru

QZ-8050 QZ- 8054 AK- 1351 AK-1355 QZ-8072 AK-5837 AK-1357 QZ-8084 QZ-7987 QZ-7611 QZ-7981 QZ-8022 QZ-8028

06.05 11.20 08.00 17.25 10.40 18.30 21.25 17.00 08.25 11.35 17.10 11.00 07.00

Kuala Lumpur Kuala Lumpur Kuala Lumpur Kuala Lumpur Penang Penang Kuala Lumpur Bangkok (2,4,6) Bandung Surabaya Bandung Banda Aceh Pekanbaru

QZ-8051 QZ-8055 AK-1350 AK-1354 QZ-8073 AK-5836 AK-1356 QZ-8085 QZ-7986 QZ-7610 QZ-7980 QZ-8023 QZ-8029

08.30 10.55 07.35 17.00 16.30 18.15 21.05 29.55 05.35 11.10 19.55 13.20 10.30

LION AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Jakarta 5 Jakarta 6 Jakarta 7 Jakarta 8. Jakarta 9 Jakarta 10 Jakarta 11 Jakarta 12 Jakarta 13 Jakarta 14 Penang 15 Penang 16 Jakarta 17 Jakarta 18 Jakarta 19 Jakarta 20 Jakarta 21 Surabaya 22 Surabaya 23 Banda Aceh 24 Jakarta

JT- 211 JT- 381 JT- 397 JT- 207 JT- 301 JT- 395 JT- 303 JT- 215 JT-201 JT- 387 JT-399 JT-383 JT-385 JT-1282 JT-1288 JT-205 JT-203 JT-219 JT-309 JT-209 JT-0970 JT-972 JT-396 JT-305

0545 06.45 07.50 08.40 10.00 11.00 11.50 12.25 12.50 13.50 15.20 15.50 17.00 08.05 13.35 2010 18.00 20.40 19.10 21.00 07.00 12.55 12.15 18.30

Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Penang Penang Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Surabaya Surabaya Banda Aceh Jakarta

JT-380 JT-300 JT-394 JT-302 JT-214 JT-200 JT-204 JT-398 JT-382 JT-384 JT-202 JT-212 JT-396 JT-1283 JT-1289 JT-206 JT-208 JT-386 JT-308 JT-218 JT-971 JT-973 JT-397 JT-210

08.20 09.20 10.20 11.10 11.40 12.10 13.10 14.40 15.10 16.20 17.20 17.50 19.45 10.25 15.55 9.20 18.25. 21.05 22.20 23.20 12.15 16.00 07.05 07.20

MALAYSIA 1 Kuala Lumpur 2 Kuala Lumpur

MH-861 MH-865

09.40 15.45

Kuala Lumpur Kuala Lumpur

MH-860 MH-864

08.50 15.00

SILK AIR 1 Singapura 2 Singapura

MI-233 MI-237

08.40 20.35

Singapura Singapura

MI-232 MI-238

07.50 19.50

VALUAIR 1 Singapura (2.4,7) VF-282 2 Singapura (1,3,6) VF-284

11.45 17.55

Singapura (2.4.7) VF-281 Singapura (1,3,6) VF-283

11.05 17.15

SRIWIJAYA AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Batam 4 Pekanbaru 5 Pekanbaru 6 Banda Aceh 7 Penang 8 Padang

SJ-015 SJ-011 SJ-035 SJ-043 SJ-041 SJ-010 SJ-102 SJ-021

13.25 15.55 16.50 10.20 17.20 12.50 07.20 16.00

Jakarta Jakarta Batam Pekanbaru Pekanbaru Banda Aceh Penang Padang

SJ-010 SJ-016 SJ-034 SJ-042 SJ-040 SJ-011 SJ-103 SJ-020

11.00 16.20 14.55 11.50 15.45 14.20 09.50 14.10

FIRE FLY 1 Subang 2 Penang 3. Penang

FY -3413 FY- 3403 FY- 3407

14.35 10.55 18.20

Subang Penang Penang

FY-3412 FY-3402 FY-3406

14.05 10.35 17.55

07.30 11.45 18.50

Singapura Jakarta Jakarta

RI-862 RI-093 RI-097

08.00 12.00 19.30

MANDALA AIRLINE 1 Jakarta RI-092 2 Singapura RI-861 3. Jakarta RI-096

Pukul

Jadwal Perjalanan Kereta Api No KA

Nama KA

Kelas

Dari

Tujuan

Berangkat

U.28 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan RantauPrapat U30 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.32 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.34 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.27 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.29 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.31 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.33 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U35 Sri Lelawangsa Ekonomi Tebing Tinggi Medan U36 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Tebing Tinggi U37 Sireks Ekonomi Siantar Medan U38 Sireks Ekonomi Medan Siantar U.39 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.40 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U.41 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.42 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U.43 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.44 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U45 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U46 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U47 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U48 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U49 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U50 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U51 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U52 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U53 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U54 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U55 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U56 Sri Lelawangsa Ekonom Binjai Medan U57 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U58 SriLelawangsa Ekonomi Binjai Medan U59 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai Reservasi Tiket KA Medan (061-4248666)

08.17 10.47 15.46 22.50 08.45 15.20 17.10 23.55 05.36 18.17 06.25 14.27 07.55 06.57 13.20 13.12 19.00 16.57 05.45 05.00. 07.15 06.30 09.15 08.30 11.35 10.00 14.30 12.30 16.15 17.45 17.00 21.30 20.10

Datang

13.57 16.00 21.16 03.52 14.04 20.43 22.11 05.09 07.53 20.38 10.22 18.15 12.52 11.28 17.55 17.36 23.20 21.35 06.14 05.29 07.44 06.59 09.44 08.59 12.04 10.29 14.59 12.59 16.44 18.14 17.29 21.59 20.39

dekatnya saja dan ‘membuang’ calon yang dianggap menjadi saingan mereka di daerah pemilihan (Dapil). Waktu itu, kader PAN mensinyalir, Ahmad Arief yang Ketua DPD PAN Medan saat ini, akan dicoret dari daftar caleg karena satu Dapil dengan Sekretaris PAN Sumut Parluhutan Siregar, yakni di Medan 1. Syahrial Harahap (saat ini anggota DPRDSU) dicoret dari Dapil Sumut 12 (Binjai-Langkat) karena akan bersaing dengan Ketua DPW PAN Ondim. Sementara Anang Anas Azhar, dicoret dari Dapil Labuhanbatu-Labura-Labusel karena akan bersaing dengan pengurus PAN Sumut lainnya Aripay

Tambunan. Begitu juga dengan Husni Lubis, dicoret karena dikhawatirkan akan menang dari Dapil Batubara-Asahan dan Tanjungbalai. Keraguan kader PAN itu akhirnya terbukti. Saat ini, tidak ada nama keempat kader partai itu didaftarkan sebagai caleg ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumut. Akibatnya, para caleg itupun bereaksi. Yakni mengadukan masalah ini ke DPP PAN. Melalui telefon selular, Ahmad Arief kepada Waspada menyesalkan sikap pimpinan PAN di Sumut ini yang semena-mena. Sikap main coret caleg potensial itu sangat tidak sesuai dengan amanah partai yang ingin menjadikan PAN dua digit.

Yakni perolehan suara di atas 10 persen. Disebutkan Arief, pengurus DPW PAN Sumut sangat takut bersaing dengan kader lainnya dalam satu daerah pemilihan (Dapil). ‘’Kenapa begitu? Karena selama ini mereka (pengurus) tidak pernah berbuat. Makanya mereka takut‘bertarung’ dengan kader potensial. Kalau begini cara berpikirnya,bagaimanaPANmau dua digit,’’ kata Arief. Kader PAN lainnya Syahrial Harahap juga mengaku telah dizalimi oleh pengurus PAN Sumut dalam pencalegan ini. Dia yang saat dihubungi mengaku sedang berada di Jakarta, mengatakan, pengurus PAN Sumut benar-benar dihantui ketaku-

tan. Itu terjadi karena para petinggi partai itu memang selama ini tidak pernah berbuat untuk masyarakat. Syahrial Harahap mengaku tidak mungkin pindah dari Dapil Binjai-Langkat. Karena selama menjadi anggota DPRDSU periode 2009-2014, dia terus membina masyarakat di Dapilnya. ‘’Karena memang itu kewajiban kita, membina terus konstituen kita. Sekarang, setelah kita bina dan baik, malah kita dipindahkan. Mana boleh begitu,’’ katanya. Anang Anas Azhar juga mengaku kecewa dengan kebijakan DPW PAN Sumut dalam menetapkan caleg. Pencoretan terhadap namanya merupakan

tindakan semena-mena. Scoring yang dibuat, kriterianya juga tidak jelas. Saat ini, Anang memang tidak menjadi pengurus DPW PAN. Tapi dia merupakan kader tulen PAN sejak tahun 1998. Dia bukan hanya pernah menjadi pengurus DPW PAN, tapi juga merupakan mantan Ketua Pemuda Muhammadiyah dan mantan Ketua DPD PAN Labusel. ‘’Dan pada Pileg 2009 saya juga maju dari Dapil yang sama. Kenapa sekarang nama saya dicoret,’’ katanya. Sudah selesai Sementara itu, Ketua Komite Pemenangan PemiluWilayah (KPPW) Sumut Partai Amanat Nasional (PAN) Muslim Simbo-

lon tidak bersedia mengomentari masalah ini panjang lebar. Kepada Waspada, Senin (22/4), dia hanya menyebut masalah pencaleganPANsudahselesaidan sudah diserahkan ke KPU sebagai Daftar Caleg Sementara (DCS). Berkali-kali Waspada bertanya tentang kriteria penempatan caleg, Muslim Simbolon tetap tidak menjawab. Termasuk tentang beberapa nama caleg yang masuk dibandingkan dengan Ahmad Arief. Kata Muslim Simbolon, scoring yang dibuat pihaknya tidak ada yang membantahnya pada rapat pleno DPW PAN Sabtu pekan lalu. ‘’Dengan begitu, kita anggap tidak ada masalah. Dan DCS sudah selesai,’’ katanya. (m12)

Rekonstruksi Pembunuhan Bidan Dewi Diwarnai Histeris Keluarga Korban MEDAN (Waspada): Keluarga korban pembunuhan histeris dan mencaci maki para tersangka saat dilakukan rekonstruksi kasus penembakan bidan Puskesmas Teladan Nurmala Dewi Tinambunan yang digelar Sat Reskrim Unit Jahtanras di halaman Polresta Medan, Senin (22/4). Keluarga korban juga memperdebatkan saat tersangka eksekutor penembak korban RDP alias Gope melakukan adegan ke 40 rekonstruksi menembak korban diatas sepedamotor. Pihak keluarga korban termasuk ibu korban Hariana br Sihotang sempat mempermasalahkan tersangka Gope sudah menunggu korban sejak lama. Begitu korban mau masuk rumah langsung ditembak. Tapi pernyataan keluarga korban dibantah tersangka Gope yang tetap mengaku kalau eksekusi penembakan dilakukan di atas sepedamotor. Kasat Reskrim KompolYoris Marzuki menjelaskan, kalau pengakuan tersangka menembak korban di atas sepedamotor tidak bisa dipaksakan seperti kemauan pihak keluarga. Setelah terjadi perdebatan itu akhirnya bisa diselesaikan. Pantauan Waspada, rekonstruksi dipimpin Kasat Reskrim Kompol Yoris Marzuki dihadiri Kanit Jahtanras AKP Anthoni Simamora, pihak kejaksaan, pengacara para tersangka Ermansyah SH, mendapat kawalan ketat petugas. “Ada 48 adegan rekontruksi pembunuhan bidan Dewi,” kataYoris Marzuki. Rekonstruksi diperankan langsung 7 dari 8 tersangka. Sedangkan tersangka dalang pelaku tidak hadir dalam reka ulang tersebut karena sakit. “Dalang pelaku Id Br P tidak dapat hadir karena sakit. Kita akan berkoordinasi dengan pengacaranya dan perannya digantikan PHL Polresta Medan,” tutur Yoris. Tersangka yang hadir RD alias Cici, GB, JABH alias Yus, ID, APZ, RDP alias Gope, dan A alias Ar i. Sebanyak 20 adegan dilakukan di ruangan Jahtanras Polresta Medan dan selebihnya di halaman Polresta Medan. Adegan rekonstruksi dimulai menggambarkan para tersangka merencanakan pembunuhan terhadap Dewi. Eksekusi bahkan dilakukan sampai tiga kali. Pada kesempatan pertama,

Waspada/Rudi Arman

TERSANGKA Gope, eksekutor penembakan bidan Nurmala Dewi di adegan ke 40 yang diperdebatkan keluarga korban saat rekonstruksi di Polresta Medan, Senin (22/4). RDP alias Gope, 23, sang eksekutor, menikamkan jari-jari dan melukai punggung korban. Karena aksinya gagal, pada kesempatan kedua, Gope kemudian mencoba menikam punggung Dewi yang sedang naik becak menggunakan sebilah parang. Tapi yang terkena justru lengan ibu korban. Pada kesempatan ketiga, Gope melakukan penembakan dengan senjata jenis FN. Kali ini, korban tewas setelah peluru menembus perutnya. Keluarga korban yang hadir pun tak henti-hentinya berteriak mencaci maki para pelaku dari balik garis polisi. Mereka meminta agar Id Br P turut

dihadirkan.

Hukum Mati Keluarga korban meminta seluruh tersangka dihukum mati. “Kami mau seluruh pelakunya dihukum mati, karena anak saya meninggal,” kata orangtua korban L Tinambunan di Polresta Medan. Mereka juga, merasa ‘matamata’ anaknya belum ditangkap. “Pasti ada kibus anak saya. Saya curiga kalau kibus itu berada di lingkungan rumah kami,” sebut Tinambunan sembari menyebutkan, yang menguatkan kecurigaan itu karena anaknya sudah lebih dua kali gagal dibunuh. “Anak saya sudah lama ingin dibunuh oleh

Deklarasi IKA SMKN 7 Medan Medan (waspada): Pembentukan Ikatan Alumni SMEA Negeri 3 yang sekarang menjadi SMK Negeri 7 (IKA SMK Negeri 7) Medan periode 2013 – 2018 dilaksanakan di Caffe Rumah Kami Jln. Merak 3 Sei Sikambing B Medan, Minggu (21/4). “Di usia ke-37 tahun, SMK Negeri 7 memiliki alumni yang tersebar di tanah air maupun luar negeri. Namun belum ada wadah yang mempersatukan para alumni. Karena kesadaran inilah dibentuk wadah sekaligus

mendekralasikan Ikatan Alumni SMK Negeri 7,” kata Edi Susilo selaku panitia pelaksana. Dalam pertemuan itu, para alumni yang hadir melakukan pemilihan ketua dan pengurus. Terpilih H. Hardi Muliono sebagai Ketua Umum, Sekretaris Umum Edi Susilo, Bendahara Umum Juli Mardiah, Hukum dan HAM Ahmad Ilham, Sosial dan Humas Rahmansyah, Pendidikan dan Alumni Zulkarnain Hasibuan, Kewirausahaan Safruddin.

“Mari sama-sama kita kembangkan IKA SMK Negeri 7 ini, sesuai dengan tujuan kita yaitu mempererat silaturahmi, menyumbangkan pemikiran ilmu baik teknologi maupun sosial, serta meningkatkan perekonomian dengan saling bekerjasama antaralumni,” ujar Ketua Umum Hardi Muliono. Untuk informasi tentang IKA SMK Negeri 7 dapat menguhubungi Edi Susilo 08126392 7147 atau M. Aprizal Hatta 0812 60413994.(rel)

Waspada/ist

ALUMNI SMEA Negeri 3/SMK Negeri 7 Medan melakukan pertemuan di Kafe Rumah Kami Medan.

para pelaku dan para pelaku bisa tahu anak saya berada dimana,” tuturnya. Dia menduga, para pelaku

selalu mendapatkan kabar dari informan tentang keberadaan anaknya. “Saya tidak bisa bilang orangnya tapi saya merasa curi-

ga di lingkungan rumah kami ada yang selalu memberi informasi tentang keberadaan anak saya,” ujarnya. (m39)

Mantan Kadis PU Samosir Dituntut 18 Bulan Penjara MEDAN (Waspada): Mantan Kepala Dinas Tata Ruang, Kebersihan, dan Pertamanan Patar Sitorus, Panitia Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK) Mangoloi Sinaga, dan rekanan Melkior Lumbanraja, terdakwa dalam kasus dugaan korupsi pembangunan Bendungan Siuntulon, Kec. Nainggolan, Kab. Samosir 2009-2010, senilaiRp2,5 miliar, dituntut masing-masing penjara selama 1,5 tahun (18 bulan). Amar tuntutan tersebut yang dibacakan JPU Agustini SH, dihadapan majelis hakim yang diketuai Jhonni Sitohang, dalam sidang yang digelar pada pengadilan tindak pidana korupsi (Tipikor) PN Medan, Senin (22/4). Selain hukuman penjara, JPU juga menuntut terdakwa untuk membayar denda senilai Rp50 juta, subsider 3 bulan penjara. Serta mewajibkan terdakwa untuk membayar uang pengganti sebesar Rp145 juta dengan subsider penjara selama 6 bulan. JPU berpendapat, perbuatan terdakwa terbukti secara sah dan meyakinkan melanggar pasal pasal 3 UU RI No 31 tahun 1999 tentang Tindak pidana korupsi. Dalam tuntutan tersebut, hal yang memberatkan, perbuatan para terdakwa tidak mendukung program pemerintah dalam hal pemberantasan tindak pidana korupsi, kemudian selaku pejabat negara tidak memberikan contoh yang baik kepada masyarakat. Sebelumnya, JPU dalam dakwaannya menyebutkan, terdakwa Melkior Lumban Raja selaku kordinator CV Saroha, secara bersama-sama maupun sendiri-sendiri dengan Patar Sitorus sebagai Pengguna Anggaran TA 2008-2010, Mangoloi Sinaga selaku PPTK TA 2008, Ketua Panitia Lelang TA 2009-2010 dan Asbel Parhusip (almarhum ) selaku Ketua Panitia Lelang TA 2008 (berkas terpisah), sebagai orang yang melakukan, menyuruh melakukan atau turut melakukan secara melawan hukum melakukan perbuatan memperkaya diri sendiri atau orang lain. Mulanya di tahun 2007, Camat di Kecamatan Nainggolan mengusulkan untuk mengajukan pembangunan bendung irigasi Hasuntolon di Sungai Singumbang sebagai sumber air minum dan sumber perairan persawahan. Selanjutnya Bupati Samosir, melanjutkan usulan tersebut

ke Pemprovsu pada tanggal 5 April 2007 melalui sumber dana Bantuan Daerah Bawahan untuk pembiayaan. Disebutkan jaksa, setelah usulan per tanggal 25 Maret 2008 disetujui Pemprovsu, dengan proyek bertahap lalu dana anggarannya ditransfer sebesar Rp1.018.000.000, melalui Kasda Pemkab Samosir dengan ketentuan dana tersebut tereali-sasi dan dipertanggungjawabkan di APBD P Pemkab Samosir TA 2008. Atas dasar nota persetujuan Bupati Pemkab Samosir, maka ditunjuk Dinas PU Samosir sebagai Panitia Pelaksana dalam pekerjaan proyek irigasi bendungan Siuntulon, sampai pro-yek dapat diselesaikan. Sehingga Kadis PU yang dijabat Ambrociu mengangkat terdakwa Melkior Lumban Raja selaku kontraktor untuk pekerjaan bendung irigasi TA 2008 sampai dengan selesai bulan November 2008. Lalu Asbel Parhusib (alm) yang bekerjasama dengan Patar Sitorus selaku pengguna anggaran, Mangoloi Sinaga selaku PPTK, sudah mengkondisikan terdakwa Melkior Lumban Raja selaku kontraktor sebagai penawar tertinggi yang menjadi pemenangnya. Sehingga dengan penunjukkan kontraktor itu setelah pekerjaan proyek bendung sudah mencapai 40 persen. Proyek dibayarkan Ambrocius selaku Kadis PU Samosir digantikan oleh Hatorangan Simarmata selaku Plt Kadis PU Samosir, sehingga sisa pekerjaan yang 60 persen akan dilanjutkan pembayarannya kepada Melkior Lumban Raja. Dan Melkior Lumban Raja telah dijanjikan ditunjuk mengerjakan proyek lanjutan TA 2009 dan TA 2010, sehingga penunjukannya melalui proses lelang tidak objektif dan direkayasa. Pada saat dilakukan proses administrasi sisa 60 persen, Hatorangan Simarmata yang menjabat sebagai Plt Kadis PU Samosir digantikan oleh Patar Sitorus, sehingga pertanggungjawaban administratifnya secara 100 persen (sisa 60 persen) dilakukan oleh Patar Sitorus. Namun demikian terhadap fakta pekerjaan dilokasi irigasi bendung Siuntulon TA 2008 dikerjakan tidak sesuai dengan yang ada di perjanjian kontrak bernomor 610/14/KTR-PU1/ DPU/2008 tanggal 25-08-2008, dengan nilai pekerjaan sebesar Rp 969.990.000. (m38)


Ekonomi & Bisnis

WASPADA Selasa, 23 April 2013

Fokus Usaha Rakyat Catatan Gus Irawan SAYA tertarik mengutip penggalan kalimat karya Stephen R Covey yang menulis banyak buku tentang motivasi. Termasuk bukunya yang terlaris di dunia The 8th Habit melampaui efektifitas, menggapai keagungan. Tapi kutipan saya kali ini bukan dari buku itu. Ada satu lagi yang sempat saya baca dulunya yaitu The 3rd Alternative. Di topik awal buku itu dia menulis, ada cara untuk memecahkan masalah tersulit yang kita hadapi, bahkan ada masalah-masalah yang tampaknya tak terpecahkan. Ada jalan yang menembus hampir semua dilema kehidupan dan pemisahan mendalam. Ada jalan ke depan. Ini bukan jalan Anda dan bukan jalan saya. Ini adalah jalan yang lebih tinggi. Jalan yang lebih baik daripada yang terpanh terfikirkan oleh kita sebelumnya. Itulah yang disebut Stephen sebagai alternatif ketiga. Para pembaca sekalian tentu saja saya sangat berbahagia bisa menulis kembali di harian tercinta ini. Dan tentu saja ini adalah tulisan pertama saya setelah kita melewati proses demokrasi di Sumatera Utara ini. Banyak sisi humanis dan kesulitan masyarakat kita yang saya temukan sepanjang mengikuti proses tersebut. Walau pada akhirnya hasil akhir berkata lain tapi saya berfikir alangkah bagusnya kalau semua pengalaman itu dituangkan dalam berbagai tulisan. Melewati proses demokrasi dan masuk ke dunia politik sesungguhnya merupakan pengalaman baru buat saya. Setelah melihat hasil yang ada saya sempat terenyuh mendengar penuturan putri sulung saya. Dia mengingatkan saya agar jangan masuk terlalu dalam di politik karena menurutnya saya ini lebih bagus di bidang ekonomi saja. Banyaknya respon keluarga, dan masyarakat membuat saya terinspirasi. Namun setelah membaca beberapa referensi dan pengalaman yang ada membuat saya kembali mendapatkan ide untuk ditulis. Topik kali ini tetap saya mengedepankan betapa pentingnya pengembangan ekonomi rakyat, termasuk di Sumatera Utara. Ekonomi rakyat atau yang biasa disebut perekonomian rakyat ataupun ekonomi kerakyatan mengandung mana spesifik. Data yang ada di Kementerian Koperasi dan UKM menunjukkan sejak 1997-2005 ekonomi rakyat yang kita miliki diwakili usaha kecil dan menengah dengan merupakan bagian terbesar yang membentuk perekonomian nasional dengan tingkat

penyerapan tenaga kerja di atas usaha besar. Kontribusinya terhadap produk domestik bruto juga relatif besar atau mencapai 56 persen PDB nasional, meskipun nilainya belum sebesar jumlah unit usahanya. Jika dilihat dari komposisi pembentukan volume ekspor yang jauh lebih kecil dibandingkan usaha besar maka jelas pelaku usaha kecil dan menengah secara aktif menyumbangkan peran pada pemenuhuhan kebutuhan dalam negeri yang menguasai hajat hidup masyarakat luas. Itu dari sisi pembentukan PDB, kemudian usaha kecil juga sebagai penyerap tenaga kerja di sektor informasl dan di sektor usaha kecil lainnya menunjukkan peran ekonomi rakyat ini tidak bisa dilakukan melalui kerangka kebijakan pemerintah. Bahkan dalam kerangka lebih luas ekonomi rakyat bisa dianggap sebagai penyelamat ketika kebijakan pemerintah gagal dan justru menimbulkan masalah baru seperti PHK, dll. Uniknya berdasarkan skala usaha dan biaya investasi masingmasing usaha rakyat, atau usaha kecil tidak berbeda dengan yang pernah diterapkan di Bank Sumut. Bahwa rata-rata usaha kecil itu membutuhkan Rp1,5 juta untuk investasi awal. Sedangkan usaha menengah dan besar dibutuhkan Rp1,3 miliar dan usaha besar Rp91,4 miliar. Dengan begitu biaya yang dibutuhkan satu unit usaha besar bisa digunakan untuk mendorong pertumbuhan 61.000 usaha kecil. Kondisi ini kemudian yang kita lihat dari berbagai kebijakan perbankan secara nasional. Mereka ramai-ramai mengucurkan pembiayaan usaha mikro yang bergerak antara Rp500 ribu hingga Rp5 juta. Bayangkan jika modal awal usaha mereka Rp1,5 juta dan kemudian ditambah pembiayaan Rp500 ribu atau Rp1,5 juta volume usaha mereka akan meningkat. Saya kembali menegaskan tentang statement saya sebelumnya, bahwa seringkali bagi kita uang Rp500 ribu seperti tidak berarti. Minum di mal atau di hotel berbintang kita sudah menghabiskan uang sebanyak itu. Bayangkan kalau itu kemudian kita gulirkan untuk para pengusaha kecil seperti penjual bakso, pecal atau pedagang lainnya. Mereka akan sangat terbantu. Itu sebabnya ketika ditanya wartawan langkah selanjutnya paska pilkada, memang saya sangat ingin lebih serius dengan program pemberdayaan usaha rakyat tersebut. Muncullah ide Gus Incorporation yang setidaknya akan ikut berperan mendorong usaha rakyat tersebut. (kritik dan saran silakan dikirim via email: mediacenter@gusirawan.com)

Disperindagsu Gagal Awasi Impor Bawang MEDAN (Waspada): Kinerja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumut (Disperindagsu) lemah. DPRD Sumut menilai instansi ini gagal melaksanakan fungsinya dibidang pengawasan barang yang beredar, khususnya terharap impor bawang merah dan bawang putih. Senin (22/4), Komisi B DPRD Sumut melakukan rapat dengar pendapat dengan Disperindagsu. Hal utama yang dibahas dalam rapat itu adalah masalah kelangkaan bawang merah dengan bawang putih. Akibatnya harga komoditas itu di pasar naik tinggi. Mencapai Rp70.000 per kg. Hadir pada rapat yang dipimpin Ketua Komisi B DPRD Sumut Hj. Melijar Latief itu adalah Kadisperindagsu Bidar Alamsyah, dan sejumlah staf. Sayangnya, dari pengamatan Waspada, anggota Komisi B yang hadir juga kurang menguasai masalah dan istilah

perdagangan. Akibatnya hanya tiga orang personil Komisi B yang aktif. Yakni Melijar Latief, Hi d a y a t u l l a h d a n Ha rd i Mulyono. Dari diskusi yang dilakukan, anggota Komisi B Hardi Mulyono (foto), berkesimpulan bahwa Disperindagsu telah gagal melaksanakan fungsinya. Yakni menyelenggarakan urusan pemerintah dibidang pengawasan barang beredar, jasa perlindungan konsumen, kelembagaan usaha, pendaftaran perusahaan, pembinaan pengadaan dan infromasi pasar. Atas pertanyaan anggota dewan, Kadisperindagsu Bidar Alamsyah, sebelumnya mengatakan mereka tidak mendapat laporan sama sekali tentang kegiatan impor bawang. Katanya pihaknya tidak ada menerima tembusan data impor barang yang masuk ke Pela-

Pasar Udang Windu Sulit Dipenuhi MEUREUDU (Waspada): Agen pengumpung udang di Kab. Pidie dan Pidie Jaya mengaku kewalahan memenuhi permintaan pasar terhadap komoditas udang windu. Sebagian petambak mengalihfungsikan tambaknya ke ikan bandeng, mujair dan sejenisnya. Beberapa pemilik tambak di dua kabupaten itu berbicara kepadaWaspada, Sabtu (20/4). Menurut mereka alihfungsi tambak itu dilakukan karena panen udang sering gagal karena serangan virus. Sementara obat untuk mengantisipasi virus itu belum ditemukan. Seorang petambak di Trienggadeng Ruslan, mengatakan sebenarnya mereka sangat ingin membudidayakan udang, karena harganya menggiurkan. Tapi, karena sering gagal panen, mereka terpaksa mengalihkan usahanya untuk memelihara ikan bandeng. Dalam dua bulan terakhir ini permintaan udang windu dari Aceh meningkat tajam. Harganyapun jauh lebih mahal. Harga udang saat ini sampai Rp110.000 per kg, dari sebelumnya Rp70.000 per kg. Para pedagang langsung datang dari Medan untuk membeli udang. Petambak lainnya M. Kaoy, mengatakan untuk mengatasi penyakit udang, hal yang harus dilakukan adalah budidaya dengan system tambak alam. Budidaya intensif akan diserang virus, karena menggunakan pakan dan racun kimia. Dia mengungkapkan, dengan pengolahan tanah tanpa pestisida dan penggunaan pakan yang alami, akan terhindar dari serangan virus.(b09)

Agus Martowardojo Resmi Mundur JAKARTA (Antara): Agus Martowardojo, resmi mengundurkan diri sebagai Menteri Keuangan. Serah terima jabatan kepada Menteri Koordinator bidang Perekonomian Hatta Rajasa, sebagai pelaksana tugas dilaksanakan di Gedung Kementerian Keuangan, Senin (22/4). “Saya mengucapkan terimakasih kepada seluruh pimpinan dan jajaran Kementerian Keuangan atas kerjasama dan komitmen dalam mencapai visi,” kata Agus saat memberikan sambutan dalam serah terima jabatan itu. Hadir dalam acara tersebut Menteri Perindustrian MS Hidayat, Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan, Menteri BUMN Dahlan Iskan, Wakil Menteri Keuangan I Anny Ratnawati,Wakil Menteri Keuangan II Mahendra Siregar dan Wakil Menteri Perdagangan Bayu Krishnamurti. Kemudian ikut hadir Ketua Komisi XI DPR RI Emir Moeis, Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Muliaman Hadad, Deputi Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo, Sekretaris Menko Perekonomian Edy Abdurrahman dan para pejabat Kementerian Keuangan. Agus, menjabat sebagai Menteri Keuangan hampir tiga tahun. Dia mengharapkan jajaran pegawai Kementerian Keuangan terus meningkatkan kinerja dan integritas dalam mengamankan penerimaan negara. Ia juga menginginkan adanya upaya untuk menjaga angka pertumbuhan ekonomi dan defisit anggaran. Apalagi berdasarkan proyeksi beberapa lembaga multilateral, kondisi perekonomian global masih mengalami perlambatan. “Marilah tetap menjaga integritas, profesionalisme dan sinergi dalam menjaga fiskal yang telah terjalin dengan baik,” kata Gubernur Bank Indonesia terpilih ini. Salinan Keppres pemberhentian Agus Martowardojo telah disampaikan ke Ketua MPR RI, Ketua DPD RI, Ketua BPK, Ketua Mahkamah Agung (MA), dan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK).

buhan Belawan. Baik itu Persetujuan Impor Produk Hortikultura (RIPH), Surat Persetujuan Impor (SPI) maupun Pemberitahuan Impor Barang (PIB). Bidar Alamsyah, mengakui harusnya instansi terkait melakukan koordinasi yang baik terhadap masuknya barang impor ke daerah ini.Yakni antara Disperindag dengan Bea Cukai, Balai Karantina, balai Pengawasan Obat dan Makanan (POM) dan lintas instansi lainnya. Dengan begitu masing-masing instansi dapat melaksanakan tugasnya sesuai dengan fungsi masing-masing. ‘’Tapi, kami memang tidak pernah mendapat tembusan dokumen impor itu. Jadi kami tidak tahu,’’ katanya. Permainan mafia Sementara itu, anggota Komisi B DPRD Sumut Hardi Mulyono, menyebutkan khusus tentang kelangkaan bawang merah dan bawang putih terjadi akibat permainan mafia. Pemerintah sangat tidak berdaya‘diakal-akali’ oleh mafia. Kata Hardi Mulyono, dari diskusi dengan Disperindag terungkap langkanya bawang di pasar karena komoditas itu menumpuk di empat pelabuhan. Yakni Belawan, Tanjungperak (Surabaya), Makasar dan Bandara Soekarno-Hatta, karena dokumennya tidak lengkap. ‘’Akibatnya komoditas itu menjadi langka di pasar. Hargapun naik sangat tinggi,’’ katanya. Hardi, mengaku mencurigai tertahannya ratusan container bawang impor di empat pelabuhan tersebut. Itulah yang disebutnya sebagai permainan

mafia. Artinya, para importir sengaja memasukkan dahulu produknya, dan pengurusan dokumennya belakangan. Dokumen impor bawang baru selesai setelah harga di pasar naik tinggi. ‘’Karena logikanya, tidak mungkin importir tidak tahu dokumen impornya belum lengkap. Mereka bukan baru kali ini melakukan memasukkan barang dari luar negeri,’’ katanya. Permainan lain yang ditemui, kata Hardi, adalah bawang merah CV Sumber Alam Rezeki (SAR) yang kemudian dilepas ke pasar. Padahal izin yang dimiliki perusahaan ini adalah Angka Pengenal Impor Produsen (APIP), bukan Angka Pengenal Impor Umum (APIU). Yang membuat aneh, kata Hardi, pemerintah tidak curiga atas stok bawang merah yang begitu banyak dimiliki perusahaan produsen terasi ini. Pemerintah waktu menemukan timbunan bawang merah di gudang CV SAR, hanya minta pemiliknya melepas bawang tersebut ke pasar. ‘’Ini kan aneh. Itulah yang saya sebut permainan mafia,’’ katanya. Pada rapat paripurna itu, DPRD Sumut membuat rekomendasi kepada pemerintah pusat (Kementerian Perdagangan dan Kementerian Perindustrian). Isinya meminta kedua institusi itu serius bekerja, agar masyarakat terlindungi. Karena muara dari masalah impor bawang merah ini adalah pada izin yang dikeluarkan oleh dua kementerian tersebut. Sedangkan kepada Kadisperindagu diminta untuk proaktif melaksanakan fungsi pengawasannya. (m12)

Konsumen Akan Kena Ongkos Angkut Elpiji

MedanGelarPameranUMKM MEDAN (Waspada): Kota Medan menggelar pameran Uusaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Nasional Medan City Expo 2013. Acara tersebut akan dilaksanakan pada 23-26 April 2013. Juga Medan akan menyiapkan diri menjadi tuan rumah Rapat Kerja Komisariat Wilayah I Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi). Kabag Hubungan Kerjasama Setda Kota Medan Rivai Nasution, mengatakan itu Sabtu (20/4). Katanya dalam event itu juga akan digelar karnaval dan pawai budaya. Sebanyak 24 walikota dan pimpinan delegasi Kota Bersaudara (Sister City) akan diarak dengan becak hias keliling Lapangan Benteng dan Lapangan Merdeka. Sebanyak 1.000 siswa akan tampil pada tarian kolosal serta turut meramaikan pameran UMKM Nasional Medan City Expo 2013 di Lapangan Merdeka. Sedangkan Raker Komwil I APEKSI akan berlangsung di Grand Ball Room Grand Aston Hotel.Walikota Medan Rahudman Harahap, saat ini menjabat Ketua Komwil I Apeksi yang beranggotakan 24 kota di wilayah Sumbagut. Menurut Rivai, tiga kota Sister City yakni Kota Chengdu (China), Gwangju (Korsel) dan Ichikawa (Jepang), telah menyampaikan konfirmasinya untuk ikut serta dalam pameran UMKM Nasional Medan City Expo 2013. Sedangkan Pulau Pinang (Malaysia) dan Kota Ipoh (Malaysia) membatalkan keikutsertaannya karena alasan sedang berlangsung pemilihan raya (Pemilu) di negara jiran tersebut.(rel/m10)

B5

Antara

MENGAIS SISA GABAH. Sejumlah buruh tani mengais sisa gabah yang baru dirontokkan di Desa Jambesari Krajan, Jambesari, Bondowoso, Jawa Timur, Minggu (21/4). Pada musim panen padi seorang buruh tani bisa memperoleh 2 Kg sampai 3,5 Kg gabah per hari dari hasil mengais untuk kemudian dikonsumsi sehari-hari.

JAKARTA (Antara): Komsumen gas elpiji 12 kg akan dibebankan ongkos angkut dan pengisian gas. PT Pertamina (Persero) menyatakan telah memohon kepada pemerintah untuk mengoreksi harga elpiji 12 kg. Caranya dengan menggeser beban ongkos angkut dan pengisian elpiji 12 kg dari Pertamina ke konsumen. Direktur Pemasaran dan Niaga Pertamina Hanung Budya, mengatakan itu di Mabes Polri, Jakarta, Senin (22/4). Katanya pihaknya merencanakan saat ini bukan kenaikan harga, tapi perubahan sistem distribusi dari ongkos angkut dan pengisian elpiji yang sekarang ditanggung Pertamina, digeser bebannya ke konsumen. Namun kata dia, karena pemerintah memiliki pertimbangan lain, maka pemberlakuan sistem ini ditunda setelah Mei 2013, menunggu pemberlakuan rencana kenaikan harga BBM bersubsidi untuk mobil pribadi. Hanung, mengatakan kenaikan harga elpiji 12 kg itu berkisar antara Rp900-Rp1.200 per kg tergantung jarak. Dengan kenaikan yang menurutnya tidak signifikan di tengah kenaikan harga lainnya, dia menganggap kenaikan elpiji berdasarkan ongkos angkut tersebut tidak perlu ditanggapi berlebihan. “Naiknya Rp1.000 per kg, 1 tabung Rp12.000, satu keluarga rata-rata dua tabung jadi sekitar Rp25.000, jadi gak usah berisiklah. Orang beli pulsa telefon saja berapa? Semuanya naik, TDL naik, ini gas cuma naik Rp1.000 per kg,” tukasnya. Dia menambahkan dengan harga gas elpiji tahun lalu menyebabkan Pertamina rugi 540 juta dolar AS. Kita sebenarnya mengusulkan kepada pemerintah beberapa langkah koreksi harga untuk mengurangi kerugian ini,” katanya.

Harga Kebutuhan Masyarakat Pasti Naik PENGURANGAN subsidi Bahan Bakar Minyak (BBM) yang akan dilakukan pemerintah dipastikan akan berdampak pada naiknya harga barang yang dikonsumsi masyarakat. Sehingga, walaupun kenaikan harga BBM dimaksudkan hanya untuk kalangan menengah ke atas, tapi tetap saja berimbas kepada berkurangnya daya beli masyarakat, terutama yang berpenghasilan tetap seperti buruh. Pengamat ekonomi Sumut Prof. Aldwin Surya, mengatakan kenaikan harga BBM ini akan diikuti dengan kenaikan hargaharga terutama yang bersifat konsumtif. Hal ini tentunya, akan memberikan pengaruh kepada kemampuan daya beli masyarakat. Menurutnya, pemerintah tidak akan bisa menjamin harga-harga bahan kebutuhan masyarakat tidak akan naik. ‘’Walaupun BBM yang naik hanya untuk mobil plat hitam, tapi saya melihat, kenaikan ini pasti akan diikuti dengan naiknya harga-harga barang di masyarakat. Seperti makanan dan minuman,” ujarnya. Karena, katanya transportasi yang mengangkut barangbarang tersebut menggunakan bahan bakar yang dikurangi subsidinya. Selain itu, perusahaan-perusahaan usaha kecil menengah (UKM) yang selama

ini berproduksi dengan menggunakan BBM, dipastikan menambah biaya operasional untuk membeli BBM yang harganya naik tersebut. Kenaikan BBM ini, juga dipastikan akan meningkatkan laju inflasi. Pengamat ekonomi dari Universitas Negeri Medan (Unimed) Muhammad Ishak, mengatakan kenaikan hargaharga barang yang disebabkan kenaikan harga BBM ini menyebabkan terjadinya laju inflasi yang terus tinggi. Dia menilai pemerintah belum siap mengantisipasi halhal yang ditimbulkan terhadap kenaikan harga BBM subsidi tersebut. Terutama terhadap kenaikan harga pada sektorsektor ekonomi yang menyebabkan terjadinya inflasi. “Pemerintah tidak memiliki strategi khusus, sehingga belum siap dalam mengantisipasi kenaikan harga kebutuhan pokok masyarakat akibat dampak dari kenaikan harga BBM,” ujarnya. Tolak kenaikan BBM Sementara itu, kalangan buruh sepertinya sudah memprediksi akan terjadinya dampak dari kebijakan pemerintah yang akan menaikkan harga BBM itu. Karena kalangan buruh yang tergabung dalam Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) dan Majelis Pekerja Buruh Indonesia Pro-

vinsi Sumatera Utara (MPBI Sumatera Utara) menolak rencana kenaikan harga itu, walaupun hanya untuk mobil pribadi dan plat hitam. Ketua KSPI, DPW FSPMI Sumut Minggu Saragih, mengatakan tidak ada jaminan dari pemerintah bahwa harga-harga kebutuhan pokok di masyarakat tidak akan naik. Kenaikan harga BBM bersubsidi ini dipastikan akan mempengaruhi mahalnya biaya bahan makanan yang membuat buruh semakin terjepit. Sementara itu, di sektor UKM, kenaikan harga BBM ini akan memberikan ancaman bagi pelaku UKM. Karena akibat kenaikan harga BBM, biaya produksi para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah akan meningkat. Diperkirakan 20 persen pelaku UMKM di Sumut akan ‘gulung tikar’. “Kalau pemerintah jadi menaikkan harga BBM, yang dikhawatirkan adalah saat ini 2 juta jumlah pelaku UKM akan berkurang. 20 Persen pelaku UMKM akan gulung tikar, kalau pemberdayaan pelaku UMKM tidak dilakukan oleh pemerintah,” kata Ketua UKM Center Sumut Denny Faisal Mirza. Naiknya harga BBM tersebut, lanjut Denny, sangat berpengaruh terhadap meningkatnya cost (biaya) produksi

pelaku UMKM yang menggunakan bahan bakar sebagai alat produksinya 5-10 persen. Juga terjadi kenaikan dari bahan baku menjadi bahan jadi. Di bidang perhotelan, kenaikan harga BBM akan sangat mempengaruhi biaya operasional hotel. Karenanya secara otomatis berdampak pada tarif harga kamar dan convention di hotel tersebut. “Kenaikan harga BBM ditambah lagi dengan kenaikan tarif dasar listrik (TDL), jelas sangat mempengaruhi biaya operasional hotel. Dengan kenaikan tersebut, kami akan menyesuaikan biaya operasional dengan besarnya persentase harga BBM. Semua orang sudah tahu, bila BBM naik maka harga beberapa kebutuhan pokok pun ikut naik,” kata General Manager Grand Aston City Hall Medan, Wahyono kepdada wartawan, kemarin. Menurutnya, naiknya harga BBM akan menyebabkan naiknya biaya operasional hotel sebesar 20 persen. Sehingga, untuk mengantisipasi naiknya harga BBM tersebut, Grand Aston Hotel Medan berencana menyesuaikan tarif kamar yang disesuaikan dengan potensi kamar itu sendiri dan dia yakin bahwa setiap hotel akan memberlakukan hal yang sama. (m41)

Waspada/Ist.

Didit Widiatmoko mempresentasekan tentang keberadaan eMiracle dalam SAUM, diselenggarakan perusahaan MLM syariah itu di Hotel Madani Medan, Minggu (21/4)

e-Miracle Ingin Jadi Komunitas Bisnis Dan Dakwah MEDAN (Waspada): e-Mirachel ingin menjadi komoditas bisnis dan dakwah di negeri ini. Menurut Manager Marketing PT Weha Dinamika Selaras Didit Widiatmoko, e-Miracle adalah salah satu perusahaan Multi Level Marketing (MLM) syariah. Pada Minggu (21/4), manajemen perusahaan ini melakukan sosialisasi di Hotel Madani, Medan. Judul kegiatan hari itu adalah Sulaturahim Amal Usaha e-Miracle (SAUM). Didit Widiatmoko, mengatakan e-Miracle berdiri beberapa tahun lalu dengan diawali dengan Basmallah dan amalan 5 Pilar. Yakni, Shalat di awal waktu, Shalat Dhuha, Shalat Tahajjud, membaca Alquran dan Sedakah. Visi e-Miracle, lanjutnya, yakni kaya dunia dan akhirat. Sedangkan misinya memperkuat ekonomi bangsa dengan meningkatkan potensi ekonomi individu melalui jalinan silaturahim yang erat serta bermotokan “ajak, rawat, uswatun hasanah”. “Pada 27 April mendatang, kita akan menggaungkan Hari Sedekah Nasional di Jakarta. Karena, banyak kedahsyatan sedekeh,’’ ujar Didit Widiatmoko. Katanya Ustadz H. Yusuf Mansur, yang merupakan owner dan Komisaris Utama e-Mirachel, menekankan setiap member harus menjadi santri tahfizul Quran yang menghafal Alquran, meskipun sehari hanya 1 ayat. Disamping itu berusaha menegakkan Shalat Dhuha di setiap pagi hari, Shalat Tahajjud di setiap malam yang dilaluinya, shalat sunnah qabliyah dan ba’diyah setelah shalat wajib dan mau bersedekah. (rel)


Ekonomi & Bisnis

WASPADA Selasa, 23 April 2013

Fokus Usaha Rakyat Catatan Gus Irawan SAYA tertarik mengutip penggalan kalimat karya Stephen R Covey yang menulis banyak buku tentang motivasi. Termasuk bukunya yang terlaris di dunia The 8th Habit melampaui efektifitas, menggapai keagungan. Tapi kutipan saya kali ini bukan dari buku itu. Ada satu lagi yang sempat saya baca dulunya yaitu The 3rd Alternative. Di topik awal buku itu dia menulis, ada cara untuk memecahkan masalah tersulit yang kita hadapi, bahkan ada masalah-masalah yang tampaknya tak terpecahkan. Ada jalan yang menembus hampir semua dilema kehidupan dan pemisahan mendalam. Ada jalan ke depan. Ini bukan jalan Anda dan bukan jalan saya. Ini adalah jalan yang lebih tinggi. Jalan yang lebih baik daripada yang terpanh terfikirkan oleh kita sebelumnya. Itulah yang disebut Stephen sebagai alternatif ketiga. Para pembaca sekalian tentu saja saya sangat berbahagia bisa menulis kembali di harian tercinta ini. Dan tentu saja ini adalah tulisan pertama saya setelah kita melewati proses demokrasi di Sumatera Utara ini. Banyak sisi humanis dan kesulitan masyarakat kita yang saya temukan sepanjang mengikuti proses tersebut. Walau pada akhirnya hasil akhir berkata lain tapi saya berfikir alangkah bagusnya kalau semua pengalaman itu dituangkan dalam berbagai tulisan. Melewati proses demokrasi dan masuk ke dunia politik sesungguhnya merupakan pengalaman baru buat saya. Setelah melihat hasil yang ada saya sempat terenyuh mendengar penuturan putri sulung saya. Dia mengingatkan saya agar jangan masuk terlalu dalam di politik karena menurutnya saya ini lebih bagus di bidang ekonomi saja. Banyaknya respon keluarga, dan masyarakat membuat saya terinspirasi. Namun setelah membaca beberapa referensi dan pengalaman yang ada membuat saya kembali mendapatkan ide untuk ditulis. Topik kali ini tetap saya mengedepankan betapa pentingnya pengembangan ekonomi rakyat, termasuk di Sumatera Utara. Ekonomi rakyat atau yang biasa disebut perekonomian rakyat ataupun ekonomi kerakyatan mengandung mana spesifik. Data yang ada di Kementerian Koperasi dan UKM menunjukkan sejak 1997-2005 ekonomi rakyat yang kita miliki diwakili usaha kecil dan menengah dengan merupakan bagian terbesar yang membentuk perekonomian nasional dengan tingkat

penyerapan tenaga kerja di atas usaha besar. Kontribusinya terhadap produk domestik bruto juga relatif besar atau mencapai 56 persen PDB nasional, meskipun nilainya belum sebesar jumlah unit usahanya. Jika dilihat dari komposisi pembentukan volume ekspor yang jauh lebih kecil dibandingkan usaha besar maka jelas pelaku usaha kecil dan menengah secara aktif menyumbangkan peran pada pemenuhuhan kebutuhan dalam negeri yang menguasai hajat hidup masyarakat luas. Itu dari sisi pembentukan PDB, kemudian usaha kecil juga sebagai penyerap tenaga kerja di sektor informasl dan di sektor usaha kecil lainnya menunjukkan peran ekonomi rakyat ini tidak bisa dilakukan melalui kerangka kebijakan pemerintah. Bahkan dalam kerangka lebih luas ekonomi rakyat bisa dianggap sebagai penyelamat ketika kebijakan pemerintah gagal dan justru menimbulkan masalah baru seperti PHK, dll. Uniknya berdasarkan skala usaha dan biaya investasi masingmasing usaha rakyat, atau usaha kecil tidak berbeda dengan yang pernah diterapkan di Bank Sumut. Bahwa rata-rata usaha kecil itu membutuhkan Rp1,5 juta untuk investasi awal. Sedangkan usaha menengah dan besar dibutuhkan Rp1,3 miliar dan usaha besar Rp91,4 miliar. Dengan begitu biaya yang dibutuhkan satu unit usaha besar bisa digunakan untuk mendorong pertumbuhan 61.000 usaha kecil. Kondisi ini kemudian yang kita lihat dari berbagai kebijakan perbankan secara nasional. Mereka ramai-ramai mengucurkan pembiayaan usaha mikro yang bergerak antara Rp500 ribu hingga Rp5 juta. Bayangkan jika modal awal usaha mereka Rp1,5 juta dan kemudian ditambah pembiayaan Rp500 ribu atau Rp1,5 juta volume usaha mereka akan meningkat. Saya kembali menegaskan tentang statement saya sebelumnya, bahwa seringkali bagi kita uang Rp500 ribu seperti tidak berarti. Minum di mal atau di hotel berbintang kita sudah menghabiskan uang sebanyak itu. Bayangkan kalau itu kemudian kita gulirkan untuk para pengusaha kecil seperti penjual bakso, pecal atau pedagang lainnya. Mereka akan sangat terbantu. Itu sebabnya ketika ditanya wartawan langkah selanjutnya paska pilkada, memang saya sangat ingin lebih serius dengan program pemberdayaan usaha rakyat tersebut. Muncullah ide Gus Incorporation yang setidaknya akan ikut berperan mendorong usaha rakyat tersebut. (kritik dan saran silakan dikirim via email: mediacenter@gusirawan.com)

Disperindagsu Gagal Awasi Impor Bawang MEDAN (Waspada): Kinerja Dinas Perindustrian dan Perdagangan Sumut (Disperindagsu) lemah. DPRD Sumut menilai instansi ini gagal melaksanakan fungsinya dibidang pengawasan barang yang beredar, khususnya terharap impor bawang merah dan bawang putih. Senin (22/4), Komisi B DPRD Sumut melakukan rapat dengar pendapat dengan Disperindagsu. Hal utama yang dibahas dalam rapat itu adalah masalah kelangkaan bawang merah dengan bawang putih. Akibatnya harga komoditas itu di pasar naik tinggi. Mencapai Rp70.000 per kg. Hadir pada rapat yang dipimpin Ketua Komisi B DPRD Sumut Hj. Melijar Latief itu adalah Kadisperindagsu Bidar Alamsyah, dan sejumlah staf. Sayangnya, dari pengamatan Waspada, anggota Komisi B yang hadir juga kurang menguasai masalah dan istilah

perdagangan. Akibatnya hanya tiga orang personil Komisi B yang aktif. Yakni Melijar Latief, Hi d a y a t u l l a h d a n Ha rd i Mulyono. Dari diskusi yang dilakukan, anggota Komisi B Hardi Mulyono (foto), berkesimpulan bahwa Disperindagsu telah gagal melaksanakan fungsinya. Yakni menyelenggarakan urusan pemerintah dibidang pengawasan barang beredar, jasa perlindungan konsumen, kelembagaan usaha, pendaftaran perusahaan, pembinaan pengadaan dan infromasi pasar. Atas pertanyaan anggota dewan, Kadisperindagsu Bidar Alamsyah, sebelumnya mengatakan mereka tidak mendapat laporan sama sekali tentang kegiatan impor bawang. Katanya pihaknya tidak ada menerima tembusan data impor barang yang masuk ke Pela-

Pasar Udang Windu Sulit Dipenuhi MEUREUDU (Waspada): Agen pengumpung udang di Kab. Pidie dan Pidie Jaya mengaku kewalahan memenuhi permintaan pasar terhadap komoditas udang windu. Sebagian petambak mengalihfungsikan tambaknya ke ikan bandeng, mujair dan sejenisnya. Beberapa pemilik tambak di dua kabupaten itu berbicara kepadaWaspada, Sabtu (20/4). Menurut mereka alihfungsi tambak itu dilakukan karena panen udang sering gagal karena serangan virus. Sementara obat untuk mengantisipasi virus itu belum ditemukan. Seorang petambak di Trienggadeng Ruslan, mengatakan sebenarnya mereka sangat ingin membudidayakan udang, karena harganya menggiurkan. Tapi, karena sering gagal panen, mereka terpaksa mengalihkan usahanya untuk memelihara ikan bandeng. Dalam dua bulan terakhir ini permintaan udang windu dari Aceh meningkat tajam. Harganyapun jauh lebih mahal. Harga udang saat ini sampai Rp110.000 per kg, dari sebelumnya Rp70.000 per kg. Para pedagang langsung datang dari Medan untuk membeli udang. Petambak lainnya M. Kaoy, mengatakan untuk mengatasi penyakit udang, hal yang harus dilakukan adalah budidaya dengan system tambak alam. Budidaya intensif akan diserang virus, karena menggunakan pakan dan racun kimia. Dia mengungkapkan, dengan pengolahan tanah tanpa pestisida dan penggunaan pakan yang alami, akan terhindar dari serangan virus.(b09)

Agus Martowardojo Resmi Mundur JAKARTA (Antara): Agus Martowardojo, resmi mengundurkan diri sebagai Menteri Keuangan. Serah terima jabatan kepada Menteri Koordinator bidang Perekonomian Hatta Rajasa, sebagai pelaksana tugas dilaksanakan di Gedung Kementerian Keuangan, Senin (22/4). “Saya mengucapkan terimakasih kepada seluruh pimpinan dan jajaran Kementerian Keuangan atas kerjasama dan komitmen dalam mencapai visi,” kata Agus saat memberikan sambutan dalam serah terima jabatan itu. Hadir dalam acara tersebut Menteri Perindustrian MS Hidayat, Menteri Kehutanan Zulkifli Hasan, Menteri BUMN Dahlan Iskan, Wakil Menteri Keuangan I Anny Ratnawati,Wakil Menteri Keuangan II Mahendra Siregar dan Wakil Menteri Perdagangan Bayu Krishnamurti. Kemudian ikut hadir Ketua Komisi XI DPR RI Emir Moeis, Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan Muliaman Hadad, Deputi Gubernur Bank Indonesia Perry Warjiyo, Sekretaris Menko Perekonomian Edy Abdurrahman dan para pejabat Kementerian Keuangan. Agus, menjabat sebagai Menteri Keuangan hampir tiga tahun. Dia mengharapkan jajaran pegawai Kementerian Keuangan terus meningkatkan kinerja dan integritas dalam mengamankan penerimaan negara. Ia juga menginginkan adanya upaya untuk menjaga angka pertumbuhan ekonomi dan defisit anggaran. Apalagi berdasarkan proyeksi beberapa lembaga multilateral, kondisi perekonomian global masih mengalami perlambatan. “Marilah tetap menjaga integritas, profesionalisme dan sinergi dalam menjaga fiskal yang telah terjalin dengan baik,” kata Gubernur Bank Indonesia terpilih ini. Salinan Keppres pemberhentian Agus Martowardojo telah disampaikan ke Ketua MPR RI, Ketua DPD RI, Ketua BPK, Ketua Mahkamah Agung (MA), dan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK).

buhan Belawan. Baik itu Persetujuan Impor Produk Hortikultura (RIPH), Surat Persetujuan Impor (SPI) maupun Pemberitahuan Impor Barang (PIB). Bidar Alamsyah, mengakui harusnya instansi terkait melakukan koordinasi yang baik terhadap masuknya barang impor ke daerah ini.Yakni antara Disperindag dengan Bea Cukai, Balai Karantina, balai Pengawasan Obat dan Makanan (POM) dan lintas instansi lainnya. Dengan begitu masing-masing instansi dapat melaksanakan tugasnya sesuai dengan fungsi masing-masing. ‘’Tapi, kami memang tidak pernah mendapat tembusan dokumen impor itu. Jadi kami tidak tahu,’’ katanya. Permainan mafia Sementara itu, anggota Komisi B DPRD Sumut Hardi Mulyono, menyebutkan khusus tentang kelangkaan bawang merah dan bawang putih terjadi akibat permainan mafia. Pemerintah sangat tidak berdaya‘diakal-akali’ oleh mafia. Kata Hardi Mulyono, dari diskusi dengan Disperindag terungkap langkanya bawang di pasar karena komoditas itu menumpuk di empat pelabuhan. Yakni Belawan, Tanjungperak (Surabaya), Makasar dan Bandara Soekarno-Hatta, karena dokumennya tidak lengkap. ‘’Akibatnya komoditas itu menjadi langka di pasar. Hargapun naik sangat tinggi,’’ katanya. Hardi, mengaku mencurigai tertahannya ratusan container bawang impor di empat pelabuhan tersebut. Itulah yang disebutnya sebagai permainan

mafia. Artinya, para importir sengaja memasukkan dahulu produknya, dan pengurusan dokumennya belakangan. Dokumen impor bawang baru selesai setelah harga di pasar naik tinggi. ‘’Karena logikanya, tidak mungkin importir tidak tahu dokumen impornya belum lengkap. Mereka bukan baru kali ini melakukan memasukkan barang dari luar negeri,’’ katanya. Permainan lain yang ditemui, kata Hardi, adalah bawang merah CV Sumber Alam Rezeki (SAR) yang kemudian dilepas ke pasar. Padahal izin yang dimiliki perusahaan ini adalah Angka Pengenal Impor Produsen (APIP), bukan Angka Pengenal Impor Umum (APIU). Yang membuat aneh, kata Hardi, pemerintah tidak curiga atas stok bawang merah yang begitu banyak dimiliki perusahaan produsen terasi ini. Pemerintah waktu menemukan timbunan bawang merah di gudang CV SAR, hanya minta pemiliknya melepas bawang tersebut ke pasar. ‘’Ini kan aneh. Itulah yang saya sebut permainan mafia,’’ katanya. Pada rapat paripurna itu, DPRD Sumut membuat rekomendasi kepada pemerintah pusat (Kementerian Perdagangan dan Kementerian Perindustrian). Isinya meminta kedua institusi itu serius bekerja, agar masyarakat terlindungi. Karena muara dari masalah impor bawang merah ini adalah pada izin yang dikeluarkan oleh dua kementerian tersebut. Sedangkan kepada Kadisperindagu diminta untuk proaktif melaksanakan fungsi pengawasannya. (m12)

Konsumen Akan Kena Ongkos Angkut Elpiji

MedanGelarPameranUMKM MEDAN (Waspada): Kota Medan menggelar pameran Uusaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Nasional Medan City Expo 2013. Acara tersebut akan dilaksanakan pada 23-26 April 2013. Juga Medan akan menyiapkan diri menjadi tuan rumah Rapat Kerja Komisariat Wilayah I Asosiasi Pemerintah Kota Seluruh Indonesia (Apeksi). Kabag Hubungan Kerjasama Setda Kota Medan Rivai Nasution, mengatakan itu Sabtu (20/4). Katanya dalam event itu juga akan digelar karnaval dan pawai budaya. Sebanyak 24 walikota dan pimpinan delegasi Kota Bersaudara (Sister City) akan diarak dengan becak hias keliling Lapangan Benteng dan Lapangan Merdeka. Sebanyak 1.000 siswa akan tampil pada tarian kolosal serta turut meramaikan pameran UMKM Nasional Medan City Expo 2013 di Lapangan Merdeka. Sedangkan Raker Komwil I APEKSI akan berlangsung di Grand Ball Room Grand Aston Hotel.Walikota Medan Rahudman Harahap, saat ini menjabat Ketua Komwil I Apeksi yang beranggotakan 24 kota di wilayah Sumbagut. Menurut Rivai, tiga kota Sister City yakni Kota Chengdu (China), Gwangju (Korsel) dan Ichikawa (Jepang), telah menyampaikan konfirmasinya untuk ikut serta dalam pameran UMKM Nasional Medan City Expo 2013. Sedangkan Pulau Pinang (Malaysia) dan Kota Ipoh (Malaysia) membatalkan keikutsertaannya karena alasan sedang berlangsung pemilihan raya (Pemilu) di negara jiran tersebut.(rel/m10)

B5

Antara

MENGAIS SISA GABAH. Sejumlah buruh tani mengais sisa gabah yang baru dirontokkan di Desa Jambesari Krajan, Jambesari, Bondowoso, Jawa Timur, Minggu (21/4). Pada musim panen padi seorang buruh tani bisa memperoleh 2 Kg sampai 3,5 Kg gabah per hari dari hasil mengais untuk kemudian dikonsumsi sehari-hari.

JAKARTA (Antara): Komsumen gas elpiji 12 kg akan dibebankan ongkos angkut dan pengisian gas. PT Pertamina (Persero) menyatakan telah memohon kepada pemerintah untuk mengoreksi harga elpiji 12 kg. Caranya dengan menggeser beban ongkos angkut dan pengisian elpiji 12 kg dari Pertamina ke konsumen. Direktur Pemasaran dan Niaga Pertamina Hanung Budya, mengatakan itu di Mabes Polri, Jakarta, Senin (22/4). Katanya pihaknya merencanakan saat ini bukan kenaikan harga, tapi perubahan sistem distribusi dari ongkos angkut dan pengisian elpiji yang sekarang ditanggung Pertamina, digeser bebannya ke konsumen. Namun kata dia, karena pemerintah memiliki pertimbangan lain, maka pemberlakuan sistem ini ditunda setelah Mei 2013, menunggu pemberlakuan rencana kenaikan harga BBM bersubsidi untuk mobil pribadi. Hanung, mengatakan kenaikan harga elpiji 12 kg itu berkisar antara Rp900-Rp1.200 per kg tergantung jarak. Dengan kenaikan yang menurutnya tidak signifikan di tengah kenaikan harga lainnya, dia menganggap kenaikan elpiji berdasarkan ongkos angkut tersebut tidak perlu ditanggapi berlebihan. “Naiknya Rp1.000 per kg, 1 tabung Rp12.000, satu keluarga rata-rata dua tabung jadi sekitar Rp25.000, jadi gak usah berisiklah. Orang beli pulsa telefon saja berapa? Semuanya naik, TDL naik, ini gas cuma naik Rp1.000 per kg,” tukasnya. Dia menambahkan dengan harga gas elpiji tahun lalu menyebabkan Pertamina rugi 540 juta dolar AS. Kita sebenarnya mengusulkan kepada pemerintah beberapa langkah koreksi harga untuk mengurangi kerugian ini,” katanya.

Harga Kebutuhan Masyarakat Pasti Naik PENGURANGAN subsidi Bahan Bakar Minyak (BBM) yang akan dilakukan pemerintah dipastikan akan berdampak pada naiknya harga barang yang dikonsumsi masyarakat. Sehingga, walaupun kenaikan harga BBM dimaksudkan hanya untuk kalangan menengah ke atas, tapi tetap saja berimbas kepada berkurangnya daya beli masyarakat, terutama yang berpenghasilan tetap seperti buruh. Pengamat ekonomi Sumut Prof. Aldwin Surya, mengatakan kenaikan harga BBM ini akan diikuti dengan kenaikan hargaharga terutama yang bersifat konsumtif. Hal ini tentunya, akan memberikan pengaruh kepada kemampuan daya beli masyarakat. Menurutnya, pemerintah tidak akan bisa menjamin harga-harga bahan kebutuhan masyarakat tidak akan naik. ‘’Walaupun BBM yang naik hanya untuk mobil plat hitam, tapi saya melihat, kenaikan ini pasti akan diikuti dengan naiknya harga-harga barang di masyarakat. Seperti makanan dan minuman,” ujarnya. Karena, katanya transportasi yang mengangkut barangbarang tersebut menggunakan bahan bakar yang dikurangi subsidinya. Selain itu, perusahaan-perusahaan usaha kecil menengah (UKM) yang selama

ini berproduksi dengan menggunakan BBM, dipastikan menambah biaya operasional untuk membeli BBM yang harganya naik tersebut. Kenaikan BBM ini, juga dipastikan akan meningkatkan laju inflasi. Pengamat ekonomi dari Universitas Negeri Medan (Unimed) Muhammad Ishak, mengatakan kenaikan hargaharga barang yang disebabkan kenaikan harga BBM ini menyebabkan terjadinya laju inflasi yang terus tinggi. Dia menilai pemerintah belum siap mengantisipasi halhal yang ditimbulkan terhadap kenaikan harga BBM subsidi tersebut. Terutama terhadap kenaikan harga pada sektorsektor ekonomi yang menyebabkan terjadinya inflasi. “Pemerintah tidak memiliki strategi khusus, sehingga belum siap dalam mengantisipasi kenaikan harga kebutuhan pokok masyarakat akibat dampak dari kenaikan harga BBM,” ujarnya. Tolak kenaikan BBM Sementara itu, kalangan buruh sepertinya sudah memprediksi akan terjadinya dampak dari kebijakan pemerintah yang akan menaikkan harga BBM itu. Karena kalangan buruh yang tergabung dalam Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) dan Majelis Pekerja Buruh Indonesia Pro-

vinsi Sumatera Utara (MPBI Sumatera Utara) menolak rencana kenaikan harga itu, walaupun hanya untuk mobil pribadi dan plat hitam. Ketua KSPI, DPW FSPMI Sumut Minggu Saragih, mengatakan tidak ada jaminan dari pemerintah bahwa harga-harga kebutuhan pokok di masyarakat tidak akan naik. Kenaikan harga BBM bersubsidi ini dipastikan akan mempengaruhi mahalnya biaya bahan makanan yang membuat buruh semakin terjepit. Sementara itu, di sektor UKM, kenaikan harga BBM ini akan memberikan ancaman bagi pelaku UKM. Karena akibat kenaikan harga BBM, biaya produksi para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah akan meningkat. Diperkirakan 20 persen pelaku UMKM di Sumut akan ‘gulung tikar’. “Kalau pemerintah jadi menaikkan harga BBM, yang dikhawatirkan adalah saat ini 2 juta jumlah pelaku UKM akan berkurang. 20 Persen pelaku UMKM akan gulung tikar, kalau pemberdayaan pelaku UMKM tidak dilakukan oleh pemerintah,” kata Ketua UKM Center Sumut Denny Faisal Mirza. Naiknya harga BBM tersebut, lanjut Denny, sangat berpengaruh terhadap meningkatnya cost (biaya) produksi

pelaku UMKM yang menggunakan bahan bakar sebagai alat produksinya 5-10 persen. Juga terjadi kenaikan dari bahan baku menjadi bahan jadi. Di bidang perhotelan, kenaikan harga BBM akan sangat mempengaruhi biaya operasional hotel. Karenanya secara otomatis berdampak pada tarif harga kamar dan convention di hotel tersebut. “Kenaikan harga BBM ditambah lagi dengan kenaikan tarif dasar listrik (TDL), jelas sangat mempengaruhi biaya operasional hotel. Dengan kenaikan tersebut, kami akan menyesuaikan biaya operasional dengan besarnya persentase harga BBM. Semua orang sudah tahu, bila BBM naik maka harga beberapa kebutuhan pokok pun ikut naik,” kata General Manager Grand Aston City Hall Medan, Wahyono kepdada wartawan, kemarin. Menurutnya, naiknya harga BBM akan menyebabkan naiknya biaya operasional hotel sebesar 20 persen. Sehingga, untuk mengantisipasi naiknya harga BBM tersebut, Grand Aston Hotel Medan berencana menyesuaikan tarif kamar yang disesuaikan dengan potensi kamar itu sendiri dan dia yakin bahwa setiap hotel akan memberlakukan hal yang sama. (m41)

Waspada/Ist.

Didit Widiatmoko mempresentasekan tentang keberadaan eMiracle dalam SAUM, diselenggarakan perusahaan MLM syariah itu di Hotel Madani Medan, Minggu (21/4)

e-Miracle Ingin Jadi Komunitas Bisnis Dan Dakwah MEDAN (Waspada): e-Mirachel ingin menjadi komoditas bisnis dan dakwah di negeri ini. Menurut Manager Marketing PT Weha Dinamika Selaras Didit Widiatmoko, e-Miracle adalah salah satu perusahaan Multi Level Marketing (MLM) syariah. Pada Minggu (21/4), manajemen perusahaan ini melakukan sosialisasi di Hotel Madani, Medan. Judul kegiatan hari itu adalah Sulaturahim Amal Usaha e-Miracle (SAUM). Didit Widiatmoko, mengatakan e-Miracle berdiri beberapa tahun lalu dengan diawali dengan Basmallah dan amalan 5 Pilar. Yakni, Shalat di awal waktu, Shalat Dhuha, Shalat Tahajjud, membaca Alquran dan Sedakah. Visi e-Miracle, lanjutnya, yakni kaya dunia dan akhirat. Sedangkan misinya memperkuat ekonomi bangsa dengan meningkatkan potensi ekonomi individu melalui jalinan silaturahim yang erat serta bermotokan “ajak, rawat, uswatun hasanah”. “Pada 27 April mendatang, kita akan menggaungkan Hari Sedekah Nasional di Jakarta. Karena, banyak kedahsyatan sedekeh,’’ ujar Didit Widiatmoko. Katanya Ustadz H. Yusuf Mansur, yang merupakan owner dan Komisaris Utama e-Mirachel, menekankan setiap member harus menjadi santri tahfizul Quran yang menghafal Alquran, meskipun sehari hanya 1 ayat. Disamping itu berusaha menegakkan Shalat Dhuha di setiap pagi hari, Shalat Tahajjud di setiap malam yang dilaluinya, shalat sunnah qabliyah dan ba’diyah setelah shalat wajib dan mau bersedekah. (rel)


B6 1 CM 2 CM

WASPADA

Rp. 12.000 Rp. 24.000

3 CM Rp. 36.000 4 CM Rp. 48.000

BURSA

AUTOMOTIVE Informasi Pembaca

Bursa Automotive

AC BR CL ND DB

: : : : :

Air Condition Ban Radial Central Lock Nippon Denso Double Blower

PS PW RT VR EW

: Power Stearing : Power Window : Radio Tape : Velg Racing :Electric Window

cepat. Xenia Dp mulai DAIHATSU proses 20jtan. Pu Dp mulasi 10jtan, Terios Dp mulai 30jtan, Terima tambah, Data dijemput. BARU tukar Hub : vivi 081370751237

Kredit termurah, full diskon,

DAIHATSU Diskon Habis2 an. Terios, Xenia, Luxio, Grand Max. Sirion, Ayla. Hub. Marpaung. 0852 7023 1310 DAIHATSU TERBARU

NEW GRANMAX PU 1,3 DP 13JT ANGS 2,9JT(35BLN). NEW XENIA 1,3 R Dlux DP 31JT ANGS 3,9JT(60 BLN). NEW XENIA 1.3 R SPORTY RP 33JT ANGS 4,1JT(60 BLN). INFO PEMESANAN ARIF NASUTION ASTRA 0812600527465

DAIHATSU BARU Pick Up Dp 11 jt Xenia L3 Angsuran 2,9 jt/36 bln Terios Angsuran 3,4 jt/36 bln Hub: 081361656010/ 77764009

DAIHATSUTAFT GT(4x4) Thn 1990

mulus lengkap originil. Siap pakai Hub: 085359594632. TP/Nego

5 CM 6 CM

Rp. 65.000 Rp. 78.000

HONDA LIVINA XR 2008. W. SILVER. KM +/- 40.000. M/T. H. Rp. 125jt. Nego. yang serius Hub: 082166558515

HONDA JAZZ manual Rs Th 09. wrn Hitam metalik, full orisinil, komplit, 1 tangan dari baru. Rp. 172 Jt. Hub: 081265243555 MITSUBISHI L200 double cabin Strada th 05, wrn merah mutiara silver metalik, Bk asli medan, 1 tangan dari baru, Rp 177Jt. Jl SM RAJA No 200. Sebelah ILP. 081533733688/7851402 SUZUKI KATANA THN 89 W. HITAM, BR,

VR, KONDISI SIAP PAKAI HARGA NEGO. KOMP. VETERAN BLOK B. 68 L. DENDANG. HUB: 081263060005-085371901971 SUZUKI CARRY MINIBUS GAJAH MADADIJUAL THN 1987, MATA KUCING BK BINJAI HIDUP HRG Rp 9jt. Hub. 081397676142

SUZUKI BARU

TERMURAH,DISKON HABIS-HABISAN CARRY PICK UP,ERTIGA,APV Hub : 0852 7084 7017

S U Z U K I CARRY Extra MB 1,0(Adi Putro). Merah Met, Pintu Belakang, Mulus, Tape, Jok Kulit, Interior rapi, 4 ban Baru, Bk Medan (Mutasi). HRG: 34.5JT(NEGO).HUB: 081163536777756757. Jl. SM RAJAA LEWAT SIMP AMPLAS

DIJUAL DAIHATSU TAFT GTS th 89. W. Hitam Metalic.

SUZUKI Carry 1,5 Pick Up. Bk,

JUAL DAIHATSU XENIA LI 2004. Warna Hitam. Harga 99 Juta Nego. Hub : 085370691641

SUZUKI Ertiga DP Hanya 40 jt An,

PESAN DAIHATSU XENIA,TERRIOS SEKARANG SEBELUM HARGA NAIK DAPATKAN PROGRAM AVVAS+GRATIS SERVICE DAN OLI INFO DAN PEMESANAN. HUB: HASIBUAN ASTRA :081263624634

SUZUKI Karimun thn 2000.

AC, VR, Sound system lengkap (NEGO). Hub : 085361720189

PROMO DAIHATSU APRIL Xenia, Angs: 1 Jt-an Pick Up DP 10 Jt-an Terios Angs. 2 Jta-an Full Discount, Data dijemput IRNANDA : 0813 75802895

Hitam, ban baru, mulus, Kredit Dp 17 jt angs 1,9 jt x 35. Hub : 6614976

Atau Angsuran Hanya 40Jt an, Angsuran 3Jt an. Hub : 082361536111, 085277248800

V. Racing. AC, CD, TV, MEDAN ASLI. Hub: 082366646410 Dp 33jt, A = 3,3 jt, Innova TOYOTA AvanzaDp 44jt, A = 4,3jt.

Dp Free Sarung Jok / terima tukar tambah. Termurah Hub: PURBA 081397360333

AC, DB, HITAM, BK MDN Rp 99JT. Hub: 085275383218

TOYOTA KIJANG KAPSUL LSX SOLAR, THN 2001. BK MDN ASLI, WARNA BIRU, KONDISI SANGAT BAGUS. HARGA Rp 103jt(Damai) HUB : JL. TADUAN / PARDAMAEAN NO. 113 Hp: 085276304256

DIJUAL HYUNDAI AVEGA 2007 warna abu abu Manual, Bk panjang, ada TV, CD player JVC, Jok Kulit, Alas Dasar. Harga 85Jt/Nego. Bisa Kredit Dp 21Jt, Angs 1,9jtan. Hub: 081370999998/77388133

AVANZA, INNOVA, FORTUNER, Terima tukar tambah baru/bekas. Hub: HOLY 08139 7071 115

DAIHATSU LUXIO M THN 2009,

TOYOTA

HYUNDAI ATOZ Th 2000.

TOYOTA Kijang Super G 1,8 Thn 96. warna merah maron, BK MEdan asli, Ban Radial Baru, VR, AC, PS, CD, Long 5 Speed. Hrg 69JT Nego. Jual Cepat Hub 082160437457(TP)

HYUNDAI ACCENT Thn 2000. W merah maron met. Lengkap. Siap pakai ex Doctor. Harga nego. Hub : 085370796399

Dijual TOYOTA Avanza Type VVTI thn 2006. Warna Hitam, Mobil Bagus. Harga 117juta. Alamat JL. Eka Sama No 11. HP 081361298996

HONDA CITY 1,5 EXI A/T Thn 98(Over Kredit). Silver Met, Mulus, BK Medan asli, Balik Dp: 33JT(NEGO), Sisa Angs: 2,3JTx26 bulan. NB: Bisa tukar tambah dengan yg lbh murah. HUB: 081163536777756757. JL SM RAJA LEWAT SIMP AMPLAS

thn 91. AC, TAPE, V.Racing. BK Medan. HUB: 081361761239

Warna Biru mulus Lengkap. Hub : 085296632368

7 CM 8 CM

Rp. 91.000 Rp. 104.000

TOYOTA new Avanza G th 12, Manual, Wrn putih/ hitam metalik, Km 8xxx, mbl ctk sekali. 1 tangan dari baru. Rp 164jt. Depan sekolah Eria no 200. 082167677000/7851402

TOYOTA KIJANG GRAND EXTRA. THN 1995, BIRU MET. SHORT, 1500cc HUB 081362212779

TOYOTA INNOVA E Diesel M/T Thn 2008, Ac, DB, Hitam. BK MDN. Rp165Jt.Hub: 085370899893 TOYOTA 100 % BARU

SAATNYA PUNYA TOYOTA AVANZA DP 43JT ANGS 1,8JT RUSH DP 53 JT ANGS 2,9JT INNOVA DP 60 JT ANGS 3,3 JT PROMO HABIS 26 APRIL Terima tukar tambah. hub : 085270705170 Jangan tunda impian anda

TOYOTA Kijang Kapsul 1,8 cc Thn 2003, W. Maron. Tangan pertama pjk baru. Seperti LGX NEW 2004. Lengkap Ac, Tape, PR, BR, PW, CL, mulus luar dalam. HUB: 082361529274

BUTUH DANA PINJAMAN DANA CEPAT

Spesialis Surat Rumah dan BPKB. Proses 5 Jam Cair, Tanpa Usaha, 3 Juta - 1 Milyar. Jaminan, SHM, SK Camat, HGB. BPKB Mobil, Spd. Mtr, Truk, Mobil kredit. Dan Bantu Pelunasan BPKB. Hub. Family Finance. 0813 7044 6668 - 0813 7044 6633

B UTUH D AN A CEP AT DAN CEPA

Jaminan BPKB MOBIL/ T R U C K P R O S E S C E PAT , BUNGA RINGAN BPKB AMAN, 1 HARI CAIR. HUB: 0811 618 8818 (FERY) BU T U H DAN A

Jaminan apa saja Sertifikat Tanah mobil & Sp. Motor. Segala tahun. Hub. 061-8222774 HP. 0853 6199 1500

9 CM Rp. 126.000 10 CM Rp. 140.000

BURSA

PROPERTY

Informasi Pembaca Bursa Property

G R : Garasi LB KM : Kamar Mandi LT KP : Kamar Pembantu RM KT : Kamar Tidur RT SHM: Sertifikat Hak Milik

: Luas Bangunan : Luas Tanah : Ruang Makan : Ruang Tamu

RUKO MAKRO BISNIS CENTER DI JLN PINANG BARIS SEBELAH MAKRO 3 TINGKAT, 3 KMT, 3 KMD, SHM: SIAP HUNI HARGA 650 JT/NEGO. HUB: 081397547002 “DESY”

RUMAH DIJUAL

KOMPLEK RAJAWALI C4 4 TINGKAT, 4 KMT, 4KMD SHM: SIAP HUNI HARGA 700JT/NEGO. HUB: 081397547002 “DESY”

KOMPLEK VILA GADING MAS DI JLN MARENDAL DEKAT AMPLAS, 2 KMT, 2 KMD, PAM, PLN. SHM : SIAP HUNI HARGA 350 JT. HUB: 081397547002 “DESY“

SEDANG Di BANGUN TAHAP II Lokasi Strategis : Dekat Unimed. Perumahan Setia jadi. Jl Benteng Hilir Ujung Bandar Khalipah. Type : 45. Ukuran Tanah : 6M x 16 M. Harga 175 jt. Peminat Hub 1.Hendrik : 081260741978. 2.ALI : 081276940050

11 CM Rp. 165.000 12 CM Rp. 180.000

IKLAN KHUSUS 6x1,5 kolom Rp. 120.000

DIJUAL

Rumah Jalan Sei Bengawan No 59, SHM Luas Tanah 894M (15x54). Peminat Hub: 081977664748.

TANAH DIJUAL CEPAT

Tanah Berukuran 20 x 25 M. Lokasi di Tembung Psr &. Hubungi : 085-371507046/ 081-362164220

FAX.4561347 Iklan Anda Dijemput Wilayah Marelan, Labuhan, Belawan Hub. 0812 6390 660

HARGA BELUM TERMASUK PPN 10%

AMANAH UMROH

RUKO DIJUAL

Comp MAKRO BISNIS CENTRE, 4 Tingkat No c27, SHM, 1469, Aman. Security 24 jam, Dekat kodam Bukit Barisan Khusus Tempat Bisnis atau usaha, mau Ke Ring Road 3 menit Harga nego. Hub : 082160562406

Selasa, 23 April 2013

UMROH 2013

-

Umroh Reguler 9 Hari 3/ 9/ 16/ 26 Mei, 14 Juni Umroh Reguler 11 Hari 23 Mei, 15 Juni Umroh Reguler 14 Hari 17 Mei, 21 Juni Umroh Plus Cairo 12 Hari 17 Juni 2013 Umroh Plus Turkey 12 Hari 17 Juni 2013 Umroh Plus Dubai 22 Juni Umroh Plus Aqso 20 Juni Umroh Ramadhan Awal, Pertengahan, Full Ramadhan

Bagi Jamaah luar kota menginap di Hotel Madani (Gratis) Pesawat via Singapore

DAFTAR SEGERA

KANTOR: GEDUNG GELORA PLAZA Lt. 1

KLINIK TERAPY/ ALAT VITAL

MAK EROT YANG TERUJI DAN TERBUKTI

Izin Dinkes No. 448 Hak Paten No. 00.2004.09965.10041

Dengan H. TEJA SAEFUL Cucu Asli Mak Erot Bersama Ust. M. OTONG

Bila anda ingin perkasa ingat jangan sampai salah masuk, carilah yang benar-benar pewaris ilmu mak Erot sejati, karena keahlian H. Teja Saeful sudah tidak diragukan lagi dalam menangani keluhan seputar alat vital bahkan pengobatan H. Teja Saeful sudah terkenal di seluruh Indoneisa dan kota-kota besar di Indonesia, sudah ribuan pasien tertolong dipengobatan Mak Erot ini yang aman tanpa efek samping, bahkan dimanca negara sekalipun pengobatan Mak Erot SUDAH TIDAK DIRAGUKAN LAGI KEBERHASILANNYA, INGAT untuk kaum pria jangan sampai anda terhina kaum wanita karena kondisi alat vital yang kurang sempurna KHUSUS WANITA: KHUSUS PRIA: - Ingin punya keturunan - Ejakulasi dini - Memperkencang & - Impotensi memperbesar payudara - Memperpanjang “Alvit” - Keras dan tahan lama, dll - Memperbesar “Alvit” DIJAMIN 100% KONSULTASI UMUM: HANYA TEMPAT - Buka aura KAMI KLINIK - Cari jodoh MAK EROT - Pelaris - Mencari orang hilang JL. LAKSANA NO. 55 J MASUK DARI JL. AMALIUN YUKI SIMPANG RAYA MEDAN (PRAKTEK TETAP) HP: 0812 4038 333 - www.terapialatvitalmakerot.com

MEDAN BARU JL. SEI BAHOROK. JL. SEI INSPEKSI SEI PUTI BARU no 28/73. LT. 7.33, 2 KMT, 2 KMD SISA TANAH DPT UTK BUAT USAHA. SHM : SIAP HUNI HARGA 500JT/NEGO.

HUB: 081397547002, DESY 085361991500, (061) 8222774

DIJUAL TANAH +/- 1 Hektar. Lokasi : Jalan Lintas Tigadolok - Parapat Pinggir Aspal Hitam Sebelum Pinus Kehutanan (Depan Gudang PLN). Hub: 081218158593/287768566655

BURSA

BURSA

LOWONGAN DIBUTUHKAN Guru TK Melati, SD/SMP Darul Hikmah. YASPEN DARUL HIKMAH. Jl. Karet Raya No. 1A P. Simalingkar Medan Telp. 061 – 836 5626 HP: 0813 9796 0600

Perumahan Sri Gunting. LT = 1 1 2 M 2 . L o k a s i : Perumahan Sri Gunting Blok XIV A No. 59 Sunggal. Harga Rp. 130.000.000. Hp: 081534340702 (Sofiah)

DI CARI

1 orang Tukang Pangkas Berpengelaman. Alamat : Pangkas 88 Jl. Gagak Hitam No.88 (Ring Road) Disediakan Tempat tinggal. Jaminan Rp.60.000/Hari (Bagi Hasil). Hub Hp: 082463209777,087869881765

DIBUTUHKAN

Beberapa Tukang Bordir Yang Berpengalaman Menyusun Bunga di Baju Renda. Surat Lamaran Alamatkan ke RATU KEBAYA. Jl. KERETA API No 2 B MEDAN. TELP: 085260338184

TOYOTA Starlet 1,3 kapsul

TUKANG PANGKAS

Kerajinan Tangan atau Barang Dagangan Lain?

Harian

WASPADA Untuk informasi lebih lengkap hub

TEL. (061) 4576602 FAX. (061) 4561347

KAMI MEMBERI BUKTI UNTUK ANDA KAMI TIDAK ADA MEMBUKA CABANG DI TEMPAT LAIN Hubungi: Jl. Krakatau Simp. Jl. Sido Rukun No. 3A, Medan HP. 0813 6169 1789 IZIN DINKES: 06/YAN/KES/BATRA/III/445/2003

I

IZIN (BKO): 0038/SP3T - SUMUT /XI/2012

TERCECER BERITA HILANG

Surat keterangan tanah, (SKT). Nomor :594,1/34/SKT/TR/2003 Tgl 28 April 2003 dengan ukutan : 9,90 Mtr x 51 Mtr yang terletak di jalan Psr III Lingk X kelurahan Tegal Rejo Kecamatan Medan Perjuangan. A/N TIURIDA POHAN

DIBUTUHKAN SEGERA

DIBUTUHKAN

Desain Grafis & Layout untuk Majalah & Surat Kabar. Diutamakan yang sudah siap pakai, Laki/Wanita, Usia Max 30 Tahun. Antar langsung ke Media Dr Group Jl. Ismailiyah No.25C/ 17 Komat I-Medan Area

SERVICE

KONSTRUKSI

WC WC

Jl. P. BRAYAN MEDAN

HP. 0813 7035 7291 Ada Garansi

TUMPAT/ SEDOT

77442112

0813 6147 0812

Jl. Gatot Subroto Medan Ada Garansi

Media yang Tepat untuk Iklan Anda

Buka Tiap Hari: 08 s/d 18 WIB HARI MINGGU / LIBUR TETAP BUKA

STUK. BK 8122 BD. No uji. MDN 13090 B. A/N: ROMA. ALAMAT:JL MURAI V1 NO. 10 SMP TANJUNG MEDAN

PT. COMMONWEALTH, MEMBUKA PELUANG BISNIS PRIBADI ANDA. Syarat Usia 20-45 thn. P e n d i d i k a n m i n i m a l S LTA, punya kepribadian yg baik, punya keinginan yang kuat untuk sukses dan mapan. Sampaikan lamaran pada jam kantor. Tujukan kepada bpk Zulham Ahmady. Alamat Jln H Adam Malik No 20C Medan. Nantinya kami memanggil kembali setelah diverifikasi.

WASPADA

Masalah Seksual Pria Baik Di Usia Tua Dan Muda

STUK. BK 8211 LU. No uji. MDN 10794 E.A/ N : LINDA. ALAMAT: Jl. B KATAMSO Gg Rukun 127 MDN. MERK MITSUBISHI

Ya Tentu...Pasang Iklan di... Surat Kabar Tercinta:

7 HARI MENUNTASKAN Ingin IMPOTENSI & EJAKULASI DINI Promosikan P roduk CUKUP 1 X PENGOBATAN UNTUK SELAMANYA TANPA MANTRA, URUT, SUNTIK, VAKUM MINYAK OLES & EFEK SAMPING Anda BIRVA TRADISIONAL Harian Solusi Yang Tepat Menuntaskan

Dibutuhkan 2 orang Muslim, Jujur, Rapi, Tanggung jawab. Ada Jaminan. Hub: 085240003011 Kami Perusahaan PPTKIS membutuhkan Tenaga therapis untuk ditempatkan di Hotel Berbintang di Malaysia dengan kriteria sbb: 1. Wanita, Umur 20-35 tahun. 2. Berpenampilan menarik, sehat dan rapi 3. Tinggi Badan Minimum 150cm 4. Berpengalaman di Bidang Therapy min 2 tahun. 5. Bersedia kontrak 2 tahun. Peminat serius hubungi Ibu INDRA 061-4143602/06177593671

Mau Menjual Rumah, Tanah, Kendaraan, Barang

TELP. 061-4576116 FAX 061-4512319 HP. 0813.6137.2321 – 0812.6495.8456

Jl. SM. Raja No. 4 / 18 Medan

JUAL CEPAT

DIJUAL RUMAH

· UMROH REGULER 9HR (28 April), (3, 10 dan 14 Mei), (12 dan 20 Juni) · UMROH REGULER 13HR (5 DAN 21 MEI ) · UMROH PLUS MESIR 11HR ( AWAL MEI ) · UMROH PLUS TURKEY 12HR ( 30 MEI ) · UMROH PLUS AQSHA DAN JORDANIA ( 02 JUNI) · UMROH RAMADHAN : AWAL – PERTENGAHAN – AKHIR DAN FULL RAMADHAN MANASIK HAJI MULTAZAM SETIAP HR SABTU : 14.00 – 16.00 WIB HR MINGGU : 09.00 – 11.00 WIB SEGERA DAFTARKAN KE KANTOR PUSAT MULTAZAM JL. TITI PAPAN / PERTAHANAN NO. 10 SEI SIKAMBING D MEDAN

Telp. 061-7326981, 0813 7503 1889, 0852 6213 3488

TANAH KOSONG rata 108 ha Rp.8 juta di Subulussalam hub. 0823 6868 9070

FOTO COPY

MULTAZAM – UMROH MANASIK HAJI 2013 HAJI PLUS / K HUSUS

TERCECER

TERCECER

TERCECER

STUK BK 9254 LG.No uji. JKT 8344116. A/N : DHARMA BAKTI DRS. ALAMAT: JL KARYA GG RESTU NO 3. MEREK: ISUZU

TERCECER Surat Grand Sultan No: 18. 10. A/N Naimah. Februari 2013 disepanjang Jln Belawan. Hub: 08527555355 TERCECER

STUK. Bk 9401 Bs. No uji : MDN 15545-B. A/N : ANDRES KENEDI. ALAMAT: Jl. VETERAN NO 25 MDN. MERK: MITSUBISHI.

TERCECER

STUK. BK 9224 CK. No uji : AB 01.009977. A/N : PT ASSA T R A N S P O R T . A L A M AT : J L . K AY U P U T I H PERGUDANGAN CARGO PKTM MDN. MERK : MITSUBISHI

TELAH TERCECER SURAT TANAH

1. Sertifikat atas Nama H. Sidi Naza Jambak & Hj.Yasniati. 2. SK Camat atas nama H. Sidi Nazar Jambak Antara Medan - P. Brandan. Jika yang Menemukan harap hubungi Nomor dibawah ini 081262002528

BURSA

KESEHATAN

ANDA BUTUH

ALAT BANTU DENGAR ? HUB.

MELTRA HEARING AID JL. KEDIRI NO. 36 MEDAN TELP. 451.6161

“H. MOHD. RAWAL SPESIALIS AMBEIEN TANPA OPERASI PUTUS SAMPAI KE AKAR2NYA DIJAMIN TIDAK SEMBUH UANG KEMBALI GARANSI

Ciri-Ciri Ambeien: Disekeliling dubur ada benjolan seperti daging, Tumbuh jerawat, gatal. BAB keras, keluar darah segar, susah duduk seperti ada mengganjal. Duduk serba salah nyeri (ngilu). Dubur seperti luka solusinya datang dan berobatlah ke

Hj. M. Mohd. Rawal

PUSAT : Jl. Prof. H.M. Yamin. SH No. 223 (Simp. Sentosa Baru) Telp. 061-4154126. Cabang: Jl. Rajawali No. 27 Pekan Baru. Depan Jl. Budi Utomo. HP. 0812 6568700 Jl. Tupai No. 33 Mamajang Makasar HP. 0812 6568 700 SPESIALIS MATA TANPA OPERASI Dapat disembuhkan sampai tuntas segala jenis mata, seperti mata katarak, plus, minus, nealucoma, mata merah, berair, bengkak dll. Khusus yang mau masuk angkatan minus jarak panjang +/- 7 Meter B/W. Juga dapat disembuhkan sampai tuntas, Insya Allah. Hub. IBU FARIDA AKRAM Jl. Prof. HM. Yamin Simp. Sentosa Baru. No. 223 Medan. Telp. 061-4154126 Medan

BURSA

KOMUNIKASI

TELAH HILANG/ TERCECER

Sebuah tas di Jl. B . Hamid Km 5,2 berisikan 15 buah BPKB + 15 bh STNK + buku tabungan 1 . BK 1921 GD 2 . BK 868 JA 3 . BK 8664 CG 4 . BK 1317 HP 5 . BK 8578 PI 6 . BK 1542 RJ 7 . BK 1095 JR 8 . BK 8950 PH

9 . BK1054 KW 10 . BK 8055 CF 11 . 9691 CE 12 . 8447 MC 13 . 8867 CI 14 . 8471 CJ 15 . 9895 CC

Bagi yang menemukan harap mengembalikannya. Tidak akan dituntut dan akan diberikan hadiah sepantasnya. Hub : 081370455188

TERCECER

SURAT SERTFIKAT TANAH ( RUMAH ) NO77TAHUN 1984. A/N MULIADY NGASERIN. ALAMATJln SEMPURNA No. 26 TELADAN BARAT

MINI & EFEKTIF IKLANKAN PRODUK ANDA


Agenda

WASPADA Selasa 23 April 2013

07:00 Dahsyat 09:00 Sinema Pagi 11:00 INTENS 12:00 SEPUTAR INDONESIA 12:30 The Biggest Show 14.00 Kabar Kabari 14.30 SILET 15.15 Putri Bidadari 16:30 SEPUTAR INDONESIA 17:00 Yang Muda Yang Bercinta 18.30 Cinta 7 Susun 19:30 Layar Drama Indonesia : TUKANG BUBUR NAIK HAJI THE SERIES 21.00 Berkah 22:15 Mega Sinema RCTI

CATATAN

23:00 Jomblo Karena Cinta 07:00 SL Inbox 09:00 SL Liputan 6 Terkini 09:03 Halo Selebriti 10:00 SCTV FTV Pagi 11:00 SL Liputan 6 Terkini 11:03 SCTV FTV Pagi 12:00 SL Liputan 6 Siang 12:30 SCTV FTV Siang 14:00 SL Liputan 6 Terkini 14:03 SCTV FTV Siang 14:30 SL Eat Bulaga Indonesia 16.00 Liputan 6 Terkini 16:30 SL Lputan 6 Petang 17.00 Heart Series 18.45 Si Biang Kerok Cilik 20.30 Haji Medit 21:15 Ustad FotoCopy 22:30 SL Liputan 6 Terkini 23:33 FTV Utama

07:30 Serial Pilihan 1 09.00 Serial Pilihan 10:00 Kisah Unggulan 11:30 Lintas Siang 12:00 Layar Kemilau 13:30 I Drama 15:00 Diantara Kita 15:30 Lintas Petang 16:00 Animasi Spesial 18:00 Somad 19:00 Legenda MD The Series 21.00 Raden Kian Santang 22:00 Berbagi Cinta 23:00 Intermezzo 00:00 Premier Highlights 00:30 Lintas Malam

07.30 Perempuan Hebat 08:00 Selebrita Punya Story 08:30 Seleb @ Seleb 10.00 Guyonan 11.00 New Friends 11:30 Topik Siang 12.00 Wooow 13.00 Bulepotan 13.30 Lulu Vroumette Aka Lulu Zipadoo 14:00 Panda Fanfare Aka Kungfu Panda 14:30 Mr Bean 15.00 Tom & Jerry 15:30 Curious George 16.00 Mr. Bean 16:30 Topik Petang 17.00 Suka Suka Nizam 18:00 Pesbukers 19:30 Catatan Si Olga 20:30 Mel’s Update 21:30 Sinema Spesial 23:30 Cakrawala

07.00 KISS Pagi 09.30 Sinema Pagi 11.00 Football Review 11.30 Live Patroli 12:00 Sinema Pintu Taubat 14:00 Hot KISS 14.30 Live Fokus 15.00 Tukar Nasib 16.00 Sinema TV Sore 18:00 Drama Seri Indonesia Bukan Mawar Tapi Melati 19.00 Sinema Unggulan 20:00 The Voice Indonesia 22:00 Sinema Unggulan

07.05 Editorial Media Indonesia 08.05 Eleven Show 09.05 Eleven Show 10.30 Metro Xin Wen 11.05 e Lifestyle 13.05 Zero to Hero 14.30 Metro Sore 15.30 Public Corner 17.05 Metro Hari Ini 18.05 Metro Hari Ini 19.05 Suara Anda 20.30 Prime Interview 21.05 Top Nine News 22.05 Economic Challenges 23.05 Metro Realitas 23.00 Metro Sports

B7 07:30 Ranking 1 08.30 Sinema Pagi 10:00 Moccachino 11.00 Insert Siang 12:00 Bioskop Indonesia 14:00 Reportase Siang 14.30 Sketsa 15.45 Show Imah 16:45 Reportase Sore 17:15 Insert Investigasi 18:15 Comedy Project 19:00 Tahan Tawa 20:00 Bioskop TransTV Spesial 22.00 Bioskop TransTV 00.00 Reportase Malam 00.30 Bioskop TransTV

06:30 Apa Kabar Indonesia Pagi 09:00 Keliling Indonesia 10:00 Coffe Break 12:00 Kabar Siang 13:00 Kabar Haji 13:30 Ruang Kita 14:30 Kabar Pasar Sore 15:00 ISM 16:00 Bumi Dan Manusia 17:00 Kabar Petang 19:00 Kabar Utama 20:00 Apa Kabar Indonesia Malam 21:00 Kabar Malam 22:00 Menyingkap Tabir 22:30 Kabar Arena 23:00 Kabar Hari Ini

08:00 The Penguins Of Madagascar 09:00 Dapoer Cobek 09.30 Hot Spot 10:00 Obsesi 11:00 Buletin Indonesia Siang 12:00 Namaku Mentari 14:00 100% Ampuh 15.30 Top Banget 16:00 Fokus Selebriti 16:30 Arjuna 17:00 Si Kriwil 19:00 Big Movies 20:00 Big Movies 23.00 Big Movies

Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuan

07:30 Selebrita Pagi 08.00 Makan Besar 08:30 Ga Nyangka 09:00 Ups Salah 09:30 Spotlite 10:30 Warna 11:30 Redaksi Siang 12:00 Selebrita Siang 12:30 Si Bolang 13:00 Laptop Si Unyil 13:30 Dunia Binatang 14:00 Koki Pintar 14:30 Brownies 15:00 Tau Gak Sih 15:30 Fish & Chef 16:00 Jejak Petualang 16:30 Redaksi Sore 17:00 Indonesiaku 17:30 Orang Pinggiran 18:00 Hitam Putih 19:15 On The Spot 20:00 Opera Van Java 22:00 Bukan Empat Mata 23:30 Jam Malam **m31/G

Mengubah Nasib Dalam 9 Summers 10 Autumns

21cineplex.com

Iwan Setyawan bosan miskin, dia ingin punya uang untuk membeli sepeda BMX baru atau mengganti sepatunya yang butut. Iwan (Ihsan Tarore) adalah anak supir angkot (Alex Komang) di Batu, Jawa Timur. Ia tinggal bersama ibunya (Dewi Irawan), serta saudara-saudara perempuannya Isa (Agni Pratistha) dan Inan (Dira Sugandi). Mereka hidup di rumah sederhana yang tidak punya banyak kamar. Iwan setiap hari harus tidur berdesakan dalam satu kasur bersama kakak-kakak perempuannya. Iwan kecil (Shafil Hamdi Nawara) yang awalnya penakut dan lebih suka duduk di dapur bersama kakak-kakaknya kerap dimarahi sang ayah, pria berkepribadian keras hasil gemblengan kehidupan jalanan. Bagi sang ayah, seorang anak laki-laki harus bisa memban-

tunya memperbaiki mesin mobil. Atau membantunya menjadi kenek angkot. Bukan untuk meneruskan pendidikan di kota yang jauh dari kampung halaman. Niat Iwan untuk menorehkan sejarah baru di keluarganya sebagai orang pertama yang duduk di bangku kuliah pun sempat ditentang. Tidak terbayang olehnya, anak lelaki satu-satunya kelak dapat mengubah nasib dan berkelana dari Kota Apel ke Big Apple, New York. Inspirasi kisah nyata Sutradara Ifa Isfansyah membawa penonton mengikuti perjalanan hidup Iwan dari kecil hingga dewasa mulai dari Batu, Bogor, Jakarta, hingga New York dalam syuting yang memakan proses selama 36 hari. Ihsan Tarore yang berwajah lugu terlihat cocok berperan se-

bagai Iwan bermetamorfosis dari anak kampung menjadi direktur perusahaan multinasional di NewYork, Amerika Serikat. Perubahan fashion Iwan yang awalnya culun menjadi penuh gaya dibantu desainer Auguste Soesastro menjadi salah satu penata kostum. Ihsan yang merupakan jebolan Indonesian Idol juga fasih melafalkan dialog-dialog berdialek Jawa berkat latihan intensif bersama guru yang didatangkan dari Malang. Pendatang baru asal Malang Shafil Hamdi Nawara juga mampu memerankan Iwan kecil dengan luwes. Putri Indonesia 2006 Agni Pratistha yang berperan sebagai Isa, kakak Iwan, terlihat alami sebagai kakak karena raut wajahnya yang mirip dengan Ihsan. Meski hanya muncul sebentar di layar, Agni mengaku senang bisa terlibat.

Brad Pitt Main Film Zombie

Aktor sekaligus produser Brad Pitt bercerita tentang film ter-barunya tentang zombie, World War Z. World War Z merupakan adaptasi dari buku karya Max Brook berjudul serupa. “Kami dihadapkan pada tantangan ala Hercules: Bagaimana menjaga keseluruhan buku dan bagaimana membuat secara orisinal film yang genre-nya dengan sangat baik?,” kata Pitt, saat tampil di CinemCon, Las Vegas. “Yang akan kalian lihat nanti itu jawaban dari dua pertanyaan kami.” Pitt mengaku lima tahun yang lalu ia tidak mengerti sedikit pun tentang zombie. “Tapi, sekarang saya ahlinya,” kata Pitt sambil tersenyum. Pitt mengaku ia mau bermain dalam film ini karena anak-anaknya menyukai zombie. “Ini semua karena saya mau main film yang dapat ditonton anak-anak lelaki saya sebelum mereka 18 tahun, mereka akan suka. Mereka suka zombie,” kata pria berusia 49 tahun. Pitt dan pasangannya, Angelina Jolie memiliki enam anak, tiga diantaranya laki-laki.(ant)

“Saya senang bisa belajar banyak dari para senior yang berpengalaman serta menjadi bagian kecil dari film memotivasi dan memberikan pesan positif.” Penyanyi jazz Dira Sugandi pun didapuk menjadi salah satu saudara Iwan, yaitu Inan. Selain itu, dia dan Ihsan Tarore pun berduet menjadi pengisi lagu soundtrack 9 Summers 10 Autumns. Akting aktor kawakan Alex Komang dan Dewi Irawan pun patut diacungi jempol sebagai

ayah yang mengekspresikan rasa cinta dengan ketegasan, serta ibu yang penuh kelembutan. “Saya menjadi bapak yang penuh cinta terhadap Iwan. Tapi karena beliau tahunya jalanan, jadi mengekspresikannya dengan tegas,” ujar Alex usai pemutaran 9 Summer 10 Autumns. Film akan tayang pada 25 April mendatang juga dibintangi Hayria Faturrahman, Trisa Nathasa Eleison, Charis Ilola Mat-

Desainer Grafis Album Pink Floyd Meninggal Dunia Storm Thorgerson, desainer grafis album milik Pink Floyd meninggal dunia akibat kanker. Keluarga Thorgerson menyatakan ia meninggal Kamis lalu, dikelilingi keluarga dan temantemannya. Thorgerson adalah teman semasa remaja para pendiri band asal London Inggris itu. Ia menjadi perancang utama desain di album-album Pink Floyd. Karyanya yang paling tersohor adalah gambar segitiga dengan garis-garis spektrum pelangi di album The Dark Side of

The Moon pada 1973. “Dia adalah kekuatan dalam hidup saya, dalam pekerjaan maupun persahabatan kami. Dia selalu ada saat susah dan teman yang luar biasa,” kata vokalis dan gitaris Pink Floyd, David Gilmour, melalui rilis. “Karya-karyanya untuk Pink Floyd dari 1968 hingga hari ini menjadi bagian tak terpisahkan dari kami,” tambahnya, seperti diberitakan Reuters. Selain bekerja dengan Pink Floyd, Thorgerson juga membuat desain untuk Led Zeppelin,

Black Sabbath, dan Genesis. Baru-baru ini ia juga bekerja dengan The Cranberries dan Anthrax. The Dark Side of The Moon salah satu album terlaris sepanjang masa. Album itu dirilis di Inggris tahun 1973 dan menjadi album pertama Pink Floyd menduduki posisi teratas di Amerika Serikat. Bulan lalu, album itu berulang tahun yang ke-40. Desain The Dark Side of The Moon dinobatkan sebagai album terbaik dalam polling digelar situs musicradar.com tahun lalu. (ant)

SyahriniKetemuPasanganBaru

Syahrini/vvn

Brad Pitt/rtr

taenda, Kayana Ayunda Dianti. Sama seperti Laskar Pelangi, kisah nyata seseorang yang berhasil meraih kesuksesan setelah gigih berjuang dari nol selalu menarik untuk dinikmati serta memberi inspirasi. 9 Summers 10 Autumns memberi harapan bahwa semua bisa terjadi asalkan ada niat dan usaha. Aku tak bisa memilih masa kecilku, tapi masa depan itu, kita sendiri yang bisa melukiskannya. (ant)

Syahrini penyanyi penuh sensasi ini mengaku telah memiliki kekasih baru. Tetapi, ia

belum mau membeberkan sosok pria tersebut. Meski demikian, Syahrini telah membuat

lagu khusus bagi pria misterius itu. Diakui Syahrini, lagu tersebut merupakan curahan hatinya tentang sang kekasih. “Temanya tentang cinta lagi. Tapi jangan tanya siapa dia, jangan tanya mengapa dan di mana,” ujarnya saat ditemui di Studio RCTI, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Dalam lagunya, Syahrini juga menuliskan lirik ‘jangan tanya siapa dan mengapa’, seakan menggambarkan kondisinya yang tak ingin mengekspos kekasih barunya. Ia mengaku lagu baru yang judulnya masih dirahasiakan itu, memang terinspirasi dari kekasihnya. Karena pria misterius itulah lagu tersebut tercipta. “Ini pengalaman pribadi, curahan hati saat aku di San Fransisco, karena aku jatuh cinta padanya. Bukan khayalan, bukan halusinasi,” ujarnya menerangkan. Rencananya, ia baru akan merilis bulan ini. Untuk menyanyikan lagu itu, kata Syahrini, dirinya akan kembali berkolaborasi. Namun, ia juga belum menyebutkan siapa nama yang akan menjadi pasangannya kali ini.(vvn)

Olivia Zalianty Anti Boros Listrik BUKAN rahasia umum lagi, pemborosan pemakaian listrik biasanya mengikuti kehidupan glamour para artis dan selebritis ibukota. Tapi, hal itu tak berlaku bagi artis Olivia Zaliaty. “Alhamdulillah, berkat didikan disiplin tinggi Mama di lingkungan rumah sejak kecil, saya kini tergolong pribadi yang anti pemborosan terutama dalam hal pemakaian listrik,” papar Olivia Zalianty kepadaWaspada di Gedung PLN Kebayoran Baru, Jakarta Selatan Rabu (17/4) petang. Ditemui selepas Diskusi Publik Bersama Penggiat Industri Seni & Budaya mengangkat tema PLN Bersih No Suap! yang antara lain dihadiri Sys NS, Rat-

na Listy, Didin Bagito, Ian Antono, Ceverly Amalia, Sisca Dewi dan Nur Pamudji – Dirut PLN, putri artis senior Tetty Liz Indriati ini mengungkapkan, sejak kecil keluarganya dididik sang mama untuk rajin bangun pagi dan konsisten menghindari pemborosan listrik. “Bahkan ketika remaja, Mama bersikap sangat cerewet bila diantara anggota keluarga ada yang terlambat mematikan AC maupun lampu yang mubazir di kamar masing-masing. Alhasil, pendidikan disiplin tinggi tersebut masih melekat kuat pada keseharian kami hingga kini yakni anti pemborosan energi listrik,” tandas adik kandung artis dan produser film Mar-

cella Zalianty ini. Berangkat sikap iritnya tersebut, dara berdarah campuran Batak dan Tionghoa kelahiran Jakarta, 18 Oktober 1981 ini mengaku, sangat prihatin pada kenyataan bahwa Indonesia saat ini merupakan pengguna listrik pra-bayar terboros di dunia.

Olivia Zalianty

Bahkan, melebihi masyarakat Afrika Selatan – negara asal teknologi listrik pra-bayar diadopsi. Lebih memprihatinkan lagi, berdasarkan riset yang dipublikasikan sebuah majalah, pengguna listrik pra bayar yang boros adalah rumah orang mampu yang tinggal di sejumlah kota besar. Padahal, berdasarkan pengalaman syuting film dokumenter ke pelosok negeri, masih banyak saudara-saudara kita di yang mendambakan desanya segera dialiri listrik. Sayangnya karena keterbatasan dana investasi, PLN baru bisa mensuplai listrik sekitar 71 persen wilayah Indonesia, ujar Olivia. * (AgusT)


Otomotif

B8

WASPADA Selasa 23 April 2013

Sentra Otomotif Masih Luas Wapres Resmikan Pabrik Rakitan ADM Terbesar Wakil Presiden Boediono mengatakan, ke depan nasib otomotif menjadi taruhan besar mana yang lebih unggul. Sedangkan kesempatan pengembangan otomotif sama diberikan pemerintah Indonesia untuk dapat membangun sentra-sentra otomotif ditanah air. “Sentra otomotif masih luas dan memberikan kesempatan pada pabrikan otomotif lain. Karena masa depan otomotif masih panjang ke depan dan belum tahu siapa yang lebih unggu. Apakah teknologi hybrida, teknologi hydrogen dan lainnya,” kata Wapres

Boediono, pada peresmian Karawang Assembly Plant (KAP), pabrik perakitan kendaraan terpadu milik PT Astra Daihatsu Motor (ADM) di Kawasan Industri Suryacipta, Karawang Timur, Jawa Barat, Senin (22/4). Lebih lanjut Wapres Boediono mengatakan, pilihan Jepang dalam mengembangan otomotifnya di Indonesia merupakan langkah tepat. Karena Indonesia bisa mengalahkan Thailand, di mana kemajuan teknologi otomotif cukup pesat di ASEAN. “Jepang tidak salah menanamkan investasinya di Indo-

nesia, karena kemajuan otomotif di sini cukup pesat,” kata Boediono. Saat peresmian, Wakil Presiden didampingiWakil Menteri Perindustrian RI Alex Retraubun, Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan, Presiden Direktur Daihatsu Motor Company (DMC) Koichi Ina, serta Presdir ADM Sudirman MR. Turut hadir pada acara peresmian adalah Menteri Perhubungan RI, E.E. Mangindaan, Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral RI, Ir. Jero Wacik SE, Menteri Hukum dan HAM RI, Amir Syamsudin SH, Duta Besar Jepang untuk Indonesia Yoshinori Katori, Bupati Karawang Ade Swara, Direktur PT Astra International Tbk Djoko Pranoto, Director Senior Managing Officer Toyota Motor Corporation, Yasumori Ihara, Managing Executive Officer Toyota Tsusho Corporation Jun Nakayama dan Senior Executive Director ADM Takashi Nomoto. Pabrik seluas 7 hektar yang berdiri di atas lahan 94 hektar ini memiliki fasilitas terpadu yang mampu melakukan semua proses produksi kendaraan roda empat, meliputi proses stamping, welding, painting dan assembling dengan menerapkan konsep SSC (Simple, Slim & Compact) pada fasilitas produksinya sama seperti pada pabrik Daihatsu di Kyushu, Jepang. Pabrik ini juga memiliki mesin press dengan kecepatan tinggi.

Waspada/Hasriwal Has

Perakitan mobil di pabrik ADM menggunakan sejumlah tenaga robot, dengan investasi Rp2,1 trilyun untuk membangun pabrik terbesar dan tercanggih di dunia setelah Jepang.

Waspada/Hasriwal Has

Di areal pabrik perakitan ADM terbesar yang seluas 94 hektar juga dibangun pusat penelitian dan penengembangan (Reseach and Development Center / R&D Center). Wapres Boediono juga meresmikan R&D Center tersebut yang berharap agar teknologi otomotif di Tanah Air lebih maju lagi pada masa mendatang.

Honda Vario Techno Terbaru Gunakan Teknologi ISS Seakan tidak pernah puas terhadap keiritan yang telah dihasilkan, Honda menerapkan teknologi terbaru pada Honda Vario Techno. Untuk memberikan hasil yang lebih irit, Honda menyematkan Teknologi Idling Stop System (ISS) pada type terlaris di kelas matik high end ini dengan market share mencapai 90 persen . Teknologi Idling Stop System (ISS) merupakan teknologi yang dirancang untuk mengurangi emisi dan konsumsi bahan bakar saat kondisi diam, dimana dalam kondisi aktif ISS akan mematikan selama 3 detik secara otomatis dan menyalakan mesin kembali hanya dengan memutar sedikit tuas gas yang membuat konsumsi bahan bakar menjadi lebih efisien. Keiritan teknologi ini telah terbukti dalam ajang Fun Riding HondaVario 125 CBS Idling Stop yang diikuti para jurnalis dari berbagai media yang mencatatkan rekor 76,1 km/liter pada 10 April di Serpong Jakarta. Angka ini jauh lebih hemat dibandingkan hasil pengujian konsumsi bahan bakar (BBM) yang dilakukan PT. Astra Honda Motor(AHM) menggunakan metode ECE R40 di mana tercatat hanya 55,8 km/liter atau lebih hemat BBM 7% dibandingkan dengan Honda Vario PGM-FI non ISS, bahkan bisa lebih hemat 37% jika dibanding Honda Vario tipe karburator. Gunarko Hartoyo, Corporate and Marketing Communication Manager CV. Indako Trading Co, selaku main dealer Honda di wilayah Sumut di sela

acara peluncuran dealer 17 April lalu mengungkapkan, Honda selalu berupaya menciptakan teknologi yang irit dan ramah lingkungan. Dengan teknologi ISS, Honda semakin membuktikan komitmennya menciptakan langit biru untuk Indonesia. “Pencapaian rekor 76,1 km/ liter Ini menunjukkan bahwa teknologi ISSterbukti memberikan manfaat yang luar biasa kepada pemakainya. Tidak hanya menjadikan kendaraan irit BBM, namun juga turut menjaga kelestarian lingkungan “ ujar Gunarko Hartoyo. Selain bermanfaat membuat konsumsi BBM lebih hemat, teknologi ISS yang menjadi inovasi tahap lanjut yang sebelumnya telah diaplikasikan di motor premium Honda PCX150 ini juga membuat Honda Vario ISS lebih ramah lingkungan. Teknologi ISS ini akan sangat bermafaat digunakan di tengah kondisi lalu lintas yang padat,

saat di lampu merah, ataupun saat terjebak di kemacetan total dengan tetap menjamin ketersediaan aliran listrik saat ISS diaktifkan. Sementara Leo Wijaya, Marketing Manager CV.Indako Trading Co. mengungkapkan, Honda akan selalu berinovasi untuk memberikan kemudahan bagi masyarakat Indonesia lewat teknologi-teknologi terbaiknya, karena Honda selalu Satu HATI dan menjadi mitra setia para pecintanya dalam beraktivitas. “Inovasi terbaru dengan teknologi ISS pada Honda Vario Techno. yang tahun 2012 lalu telah menghebohkan dunia otomotif dengan keiritan. walaupun kenaikan cc dari 110 menjadi 125 namun tetap irit dengan teknologi injeksi dan eSP, akan menjadikan Honda Vario Idling Stop tetap sebagai skuter matik terbaik di kelasnya,” ungkap Leo Wijaya. (adv/m47)

Waspada/Ist

Honda Vario Techno ISS.

Pusat Riset Pada saat yang sama, Wakil Presiden juga meresmikan Pusat Riset dan Pengembangan (Research & Development Center) Daihatsu yang memiliki fasilitas R&D styling building, design experiment building dan track course awal sepanjang 1 km. Pembangunan R & D Center Daihatsu ini merupakan komitmen Daihatsu untuk memajukan industri otomotif tanah air sekaligus menyiapkan ADM sebagai production base dan product base Daihatsu di luar Jepang. “Pembangun R & D sangat perlu dan mendapat manfaat yang lebih besar termasuk teknologi usaha otomotif. Sehingga bisa mendidik tenagatenaga muda kita,” kata Boediono saat meresmikan. MenurutWapres Boediono, perkembangan masa depan otomotif dunia diharapkan dapat menjadi kebangkitan otomotif Indonesia. “Indonesia kita harapkan jangan jadi penonton. Dengan adan pembangunan R&D ini diharapkan menjadi ajang yang baik ke depan dalam perkembangan otomotif tanah air kita,” ungkap Boediono. Sementara, Presiden Direktur ADM Sudirman MR mengatakan, pembangunan pabrik baru ini telah menelan investasi lebih dari 2,1 trilliun rupiah sejak pemancangan tiang pertama pada 27 Mei 2011, dan secara bertahap akan memiliki kapasitas produksi hingga 120.000 unit per tahun. Produksi akan menambah kapasitas produksi total pabrik Daihatsu di Indonesia dari 340.000 unit per tahun menjadi 460.000 unit per tahun. Produk ADM ini diharapkan dapat memenuhi permintaan pasar domestik maupun ekspor, baik untuk merek Daihatsu maupun Toyota,” papar Sudirman. Dikatakan Sudirman, pabrik baru ini merupakan pabrik Daihatsu kelima setelah Sunter Press Plant yang diresmikan Mei (1978), Karawang Casting Plant (1997), Sunter Assembly Plant (1998), Karawang Engine Plant (2006). Karawang Assembly Plant ini telah mempekerjakan lebih dari 1.700 karyawan baru, sehingga total jumlah karyawan ADM saat ini mencapai lebih dari 10.000 karyawan. Dalam membangun industri otomotif di Indonesia, Daihatsu melibatkan 165 perusahaan pemasok (supplier) lapis pertama (First Tier) dan 850 perusahaan pemasok lapis kedua (Second Tier) yang mempekerjakan lebih dari 700.000 orang karyawan. “Desain pabrik baru Daihatsu ini disesuaikan dengan kondisi Indonesia dan menjadi pabrik perakitan kendaraan yang ideal sebagai salah satu aset nasional kebanggaan bangsa Indonesia,” terang Sudirman MR. Usai peresmian, Direktur Marketing ADM Amelia Tjandra mengatakan, rencana kenaikan BBM oleh pemerintah sama sekali tidak berdampak dengan produksi ADM, tetapi untuk produsen kalaupun ada hanya selama 3 bulan. “Selebihnya akan stabil lagi, paling selama 3 bulan berdampak pada produsen. Untuk produksi tidak ada masalah atas kenaikan BBM,” kata Amelia. (j02)

Wakil Presiden Boediono didampingi sejumlah menteri meresmikan Karawang Assembly Plant (KAP), pabrik perakitan kenderaan terpadu milik PT Astra Daihatsu Motor (ADM) di kawasan industri Suryacipta, Karawang Timur, Jabar, Senin (22/4). Waspada/Hasriwal Has

Waspada/Hasriwal Has

Pabrik Astra Daihatsu Motor (ADM) merupakan pabrik terbesar di dunia setelah Jepang, sebagai perakitan pembuatan mobil Xenia Daihatsu dan Avanza Toyota serta perakitan produk terbaru dari ADM yakni, Ayla Daihatsu dan Agya Toyota yang akan diluncurkan pada tahun 2013 ini juga.

Waspada/Hasriwal Has

Para pekerja di pabrik perakitan PT Astra Daihatsu Motor (ADM) melakukan pemeriksaan terhadap kendaraan yang telah memasuki tahap penyelesaian.

Pemprovsu Gagal Gelar Rapat Soal Sirkuit IMI Sumut Polemik soal kepemilikan lahan Sirkuit Multifungsi IMI Sumut di Jalan Willem Iskandar/Pancing, Medan, sepertinya belum juga menemukan titik terang Upaya Pemprovsu melalui Dispora Sumut untuk menggelar rapat konsolidasi, sepertinya juga tidak mendapat respon positif dari pihak terkait. Rapat rencananya digelar, Jumat (19/4) di Kantor Disporasu. Namun, tak satupun pihak terkait hadir, baik itu pihak yang diundang seperti Biro Perlengkapan, Pengprov IMI Sumut atau-

pun pihak terkait lain guna membicarakan sirkuit. Rapat konsolidasi ini juga seperti dipaksakan dan ‘terlambat’, karena baru sekarang dilaksanakan, sementara relokasi sirkuit sudah berlangsung. Kadispora Sumut Khairil Anwar bersama Kabid Olahraga Darwis Siregar kepada wartawan, Jumat (19/4) juga terkesan kesal karena pihak yang yang diundang dalam rapat tersebut tidak satupun yang hadir. Khairil Anwar menjelaskan, dilaksanakannya rapat konsolidasi tersebut merupakan pe-

rintah dari Sekdaprovsu H Nurdin Lubis yang menginstruksikan bahwa kasus sirkuit tersebut segera dituntaskan secepatnya dan melakukan koordinasi dengan pihak IMI Sumut guna membicarakan tentang relokasi sirkuit. Khairil Anwar menambahkan, salah satu pembicaraan yang akan dibahas dalam pertemuan itu tentunya membicarakan tentang kondisi sirkuit yang ada, dan sirkuit yang baru (relokasi-red), serta hal-hal lainnya yang menyangkut sirkuit. Namun ketika ditanya war-

tawan, soal pihak Pemprovsu dalam hal ini Biro Perlengkapan membangun relokasi sirkuit tanpa ada koordinasi dengan Pengprov IMI Sumut soal disain sirkuit yang layak atau tidak layak sesuai dengan standar, Kadisporasu belum sepenuhnya bisa menjawab. Kadispora hanya menyatakan, rapat untuk membahas tentang standarisasi sirkui, mana yang kurang tentunya akan ditambah, dan yang tidak standar bisa diperbaiki. “Namun tak satupun pihak yang diundang datang dalam rapat tersebut,” ungkapnya.(rel/m47)

kejuaraan Asian Karting Championship di tingkat kadet. Dan Alhamdulillah hasilnya sangat

menggembirakan dengan meraih juara kedua di dua seri yang dilaksanakan. (m47)

Salut Dan Bangga Pada Ariel Usia belia tak menghalangi untuk berkarir. Seperti halnya Ariel Andhika Bahran (foto), yang telah memiliki segudang pengalaman dicabang olahraga otomotif khususnya gokart. Usianya baru beranjak 10 tahun, namun telah menuai prestasi seperti di Asian Karting Championship 3-4th Round di kategori kadet 60 cc Desember 2012 lalu dengan meraih juara kedua yang berlangsung di Sirkuit Gokart Sentul . Bocah yang masih duduk di bangku SD Mentari International School kelas 4 ini, sejak usai 9 tahun sudah mengenal dunia otomotif di nomor gokart. Tentunya, hoby dan keinginan bocah yang akrab disapa “Ariel” ini sangat didukung kedua orang tuanya yang tetap mensupport kegiatan yang dilakoni oleh Ariel. Setiap mengikuti kejuaraan, Ariel selalu membawa nama daerah Sumut, walaupun Ariel sendiri kelahiran 1 Februari 2003 di Jakarta. Namun, karena sang ayah yang berasal dari Kota Medan, Ariel mengikuti jejak kelahiran sang Ayah dengan membawa nama Sumut

di berbagai kejuaraan. Ketua Pengprov IMI Sumut Ijeck juga menyampaikan salut dan bangga atas prestasi yang ditorehkan oleh Ariel. Bocah yang baru beranjak 10 tahun ini telah menunjukkan prestasi yang sangat luar biasa. Apalagi dalam seluruh penampilan Ariel di kejuraan dimanapun itu selalu membawa nama Sumut. Ariel merupakan duta Sumut yang telah membawa nama baik daerah di kejuaraan internasional. Saat ini Ariel telah membawa nama harum Sumut, tidak tertutup kemungkinan Ariel nantinya juga bisa membawa nama baik Indonesia di kejuaraan internasional lainnya. “Untuk itu saya mengharapkan, agar Ariel terus bergiat berlatih, kesempatan dan peluang menjadi pebalap yang disegani di Asia masih terbuka, karena perjalanan Ariel masih begitu panjang. Dan saya mengaturkan terimakasi atas dukungan kedua orang tua Ariel yang tetap memberikan dukungan terhadap prestasi Ariel, dan hendaknya untuk tetap membawa nama Sumut di

berbagai kejuaraan di manapun,” sebut Ijeck. Putra kedua dari pasangan T Irvan Bahran dan Ira Harmoko ini sudah terlihat bakalan menjadi pebalap yang berbakat. Hal ini dilihat dai kesungguhan Ariel dalam menggeluti dunia olahraga ini. Tentunya, dengan dukungan kedua orang tuanya tersebut Ariel justru memperlihatkan ataupun mempersembahkan berbagai prestasi yang diraihnya. Seperti yang diucapkan sang ayah T Irvan Bahran, berawal ketertarikan Ariel kepada olahraga ini, setelah melihat langsung kejuaraan gokart di Jakarta. Pada saat itu, Ariel menyatakan ketertaikan untuk mencoba olahraga ini dan hasilnya Ariel terlihat bersungguhsungguh untuk menggeluti olahraga tersebut. Setiap libur sekolah atau akhir pekan, Ariel selalu mengajak untuk latihan. Setelah dilihat dari beberapa latihan yang dilakoninya, telah terlihat potensi dan keberanian yang dimiliki Ariel. Setelah beberapa kali melakukan latihan dengan rutin Ariel mencoba untuk mengikuti

Waspada/Ist


Sumatera Utara

WASPADA Selasa 23 April 2013

Kota

Zhuhur ‘Ashar

Medan B. Aceh Binjai Bireuen B. Pidie G. Sitoli K. Jahe Kisaran Kutacane Langsa

12:26 12:39 12:26 12:33 12:33 12:30 12:26 12:22 12:29 12:28

15:40 15:52 15:41 15:47 15:47 15:47 15:42 15:37 15:44 15:42

Magrib 18:33 18:48 18:34 18:42 18:41 18:35 18:33 18:29 18:36 18:36

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

19:43 19:58 19:43 19:52 19:51 19:45 19:43 19:38 19:46 19:46

04:50 05:01 04:51 04:56 04:56 04:56 04:51 04:47 04:53 04:52

05:00 05:11 05:01 05:06 05:06 05:06 05:01 04:57 05:03 05:02

L.Seumawe L. Pakam Sei Rampah Meulaboh P.Sidimpuan P. Siantar Balige R. Prapat Sabang Pandan

06:16 06:28 06:17 06:23 06:23 06:22 06:17 06:13 06:19 06:18

Zhuhur ‘Ashar 12:32 12:25 12:24 12:36 12:23 12:24 12:24 12:21 12:39 12:25

15:45 15:40 15:39 15:50 15:40 15:39 15:40 15:37 15:51 15:42

Magrib

‘Isya

Imsak Shubuh Syuruq

Kota

18:40 18:32 18:31 18:43 18:29 18:31 18:30 18:27 18:48 18:31

19:50 19:42 19:41 19:53 19:38 19:40 19:40 19:36 19:58 19:41

04:54 04:49 04:48 04:59 04:50 04:49 04:50 04:47 05:01 04:51

Sibolga Sidikalang Sigli Singkil Stabat Takengon T.Balai Tapaktuan Tarutung T.Tinggi

05:04 04:59 04:58 05:09 05:00 04:59 05:00 04:57 05:11 05:01

06:21 06:15 06:14 06:26 06:16 06:15 06:16 06:13 06:27 06:17

Zhuhur ‘Ashar 12:25 12:27 12:36 12:29 12:26 12:33 12:21 12:32 12:25 12:24

15:41 15:42 15:49 15:45 15:41 15:47 15:37 15:47 15:41 15:39

C1

Magrib

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

Kota

18:31 18:33 18:45 18:35 18:33 18:41 18:28 18:38 18:30 18:31

19:40 19:43 19:55 19:45 19:43 19:51 19:38 19:48 19:40 19:41

04:51 04:52 04:59 04:55 04:50 04:56 04:46 04:56 04:50 04:48

05:01 05:02 05:09 05:05 05:00 05:06 04:56 05:06 05:00 04:58

Panyabungan Teluk Dalam Salak Limapuluh Parapat Gunung Tua Sibuhuan Lhoksukon D.Sanggul Kotapinang Aek Kanopan

06:17 06:18 06:25 06:21 06:17 06:23 06:12 06:22 06:17 06:15

Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut

Zhuhur 12:22 12:29 12:27 12:23 12:25 12:22 12:21 12:31 12:25 12:20 12:22

‘Ashar Magrib 15:39 15:46 15:43 15:38 15:40 15:38 15:38 15:45 15:41 15:36 15:37

18:27 18:34 18:33 18:29 18:31 18:27 18:26 18:40 18:31 18:26 18:28

‘Isya

Imsak

Shubuh Syuruq

19:36 19:43 19:43 19:39 19:41 19:37 19:36 19:50 19:41 19:35 19:38

04:49 04:56 04:52 04:47 04:50 04:48 04:48 04:54 04:51 04:46 04:47

04:59 05:06 05:02 04:57 05:00 04:58 04:58 05:04 05:01 04:56 04:57

06:15 06:22 06:18 06:13 06:16 06:14 06:14 06:20 06:17 06:12 06:13

Satpol PP Dan DPRD Sergai Tertibkan Galian C Tanpa Izin Dua Di Antaranya Milik Dua Oknum Polisi PERBAUNGAN (Waspada): Personel Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemkab. Serdang Bedagai dan anggota DPRD menertibkan tiga lokasi galian C tanpa izin, Senin (22/4) sore.

Ketiga lokasi galian C tersebut yaitu di Dusun III dan IV Desa Desa Lubuk Bayas, serta di Dusun I, Desa Naga Lawan, keduanya Kec. Perbaungan,

Waspada/Edi Saputra

ANGGOTA DPRD Sergai, H. Syahlan Siregar SI dan Syafrul Hayadi serta tokoh masyarakat meninjau lokasi galian C tanpa izin di Dusun III Desa Lubuk Bayas, Kec. Perbaungan. Terlihat alat berat tengah beraktivitas.

disebut-sebut milik SA dan SS, keduanya oknum personel Polres Sergai, serta MZ. Anggota DPRD Sergai, H. Syahlan Siregar dan Syafrul Hayadi kepada Waspada di lokasi galian C, menegaskan penertiban berawal saat anggota DPRD Sergai asal Dapil I melaksanakan reses di kantor Desa Lubuk Bayas. “Diakhir reses masyarakat mengeluhkan maraknya lokasi galian C dan Camat Perbaungan, Drs. Akmal, membenarkan. Bahkan terkait hal itu, pihak kecamatan telah melayangkan surat kepada para pengusaha agar melengkapi izin, pada 12 April 2013. Tapi para pengusaha tidak mengindahkan bahkan tak menghadiri undangan Camat,” imbuh H. Syahlan Siregar yang juga Ketua Fraksi PAN Sergai. “Ketika ditinjau ke lapangan, ternyata benar, di tiga lokasi ditemukan tiga lokasi galian C. Juga alat berat (beko) yang akhirnya ditertibkan saat sedang beraktivitas,” jelas Syahlan diamini Syafrul Hayadi.(c03)

Tabligh Akbar Dan Haflah Quran FPI Langkat Semarak

Ngogesa Serahkan Bantuan Pribadi Untuk Masjid Baiturrahman STABAT (Waspada) : Bupati Langkat H. Ngogesa Sitepu, SH secara spontan mengumandangkan gema takbir Allahu Akbar ketika mengawali sambutannya pada acara Tabligh Akbar dan Haflah Quran diselenggarakan Front Pembela Islam (FPI) Kab. Langkat yang berlangsung semarak di Masjid Raya Baiturrahman Kwalabegumit Kec.Binjai, Selasa (16/4). ‘’Kita semua merasa bahagia dan bersyukur atas terselenggaranya kegiatan tabligh yang mendukung visi relijius Pemkab Langkat ,’’ kata Bupati H Ngogesa seraya mengungkapkan perasaannya atas anugerah dan nikmat yang besar dapat berhimpun bersama keluarga besar FPI Kab. Langkat yang juga dihadiri sejumlah pengurus provinsi dan pusat. Dalam kesempatan itu, H Ngogesa juga secara pribadi memberikan bantuan uang tunai Rp10 juta untuk pembangunan menara Masjid Raya Baiturrahman Kwalabegumit yang diterima Ketua BKM M.Ridwan dan cendramata berupa 2.500 kain sarung untuk masya-rakat yang hadir dalam acara tersebut serta santunan terhadap sejumlah anak yatim.. KH Habib Muchsin Bin Zaid Atthos yang diundang dari Jakarta, dalam tausiyahnya mengemukakan, untuk memilih seorang pemimpin adalah

pemimpin yang dapat menjalankan syariah Allah SWT dan Sunnah Rasulullah SAW, pemimpin yang mempunyai visi dan misi yang dapat mengayomi dan mensejahterakan umat, pemimpin yang dekat kepada ulama dan masyarakat. ‘’Ulama, umaroh dan masyarakat ibarat langit dan bumi yang tak dapat dipisahkan,’’ ujar Habib seraya menegaskan semasa kepemimpinan H

Ngogesa , syiar Islam di bumi Langkat ini terus bergema. Usai menyampaikan tausyiahnya KH Habib Muchsin langsung memberikan cenderamata berupa tasbih kepada H Ngogesa. Sebelumnya, Camat Binjai Satiman, menyampaikan rasa bangganya atas kehadiran Bupati Langkat pada kegiatan yang diprakarsai oleh FPI sebagai implementasi visi terwujudnya masyarakat Langkat yang re-

ligius sekaligus mengucapkan terimakasih kepada pengurus DPP Fron Pembela Islam dan ribuan masyarakat yang hadir pada kegiatan ini sambil berharap kepada warga Kec. Binjai senantiasa saling menjaga keharmonisan antar umat beragama, jangan menebarkan fitnah terutama menjelang Pilkada dan pilihlah orang yang sudah kita kenal dan teruji komitmennya. (a01)

Waspada / Ibnu Kasir

BUPATI Langkat H Ngogesa Sitepu SH ketika mendampingi KH Habib Muchsin Bin Zaid Atthos dalam acara Tabligh Akbar dan Haflah Quran diselenggarakan Front Pembela Islam (FPI) Langkat yang berlangsung semarak di Masjid Raya Baiturrahman Kwalabegumit Kec.Binjai.

Kantor FKPM Tanjungrejo Dibangun Swadaya PERCUT SEITUAN (Waspada): Untuk menjaga kenyamanan dan keamanan di wilayah perbatasaan mengarah ke Kota Belawan, masyarakat di kawasan pinggiran pantai khususnya di Desa Tanjungrejo Kec. Percut Seituan sangat membutuhkan pembinaan berkelanjutan, baik pembinaan mental, spiritual dan kerohanian. Untuk itu, masyarakat yang tergabung dalam kepengurusan Forum Kemitraan Polisi dan Masyarakat (FKPM) mulai membangun sebuah kantor yang berada di pintu masuk jembatan Paluh Merbau dengan dana Rp40 juta melalui swadaya masyarakat. Hal itu dikatakan Kepala Desa Tanjungrejo Kecamatan Percut Seituan Selamat didampingi Ketua FKPM Desa TanjungrejoWilmar Situmorang, Aiptu Jhony Roy selaku Sekretaris kepada wartawan saat berlangsungnya gotong-royong, baru-baru ini. Disebutkan, kawasan ini memiliki banyak potensi, khususnya di bidang wisata laut. “Selain 3.400 Ha lahan pertanian masyarakat, di sini juga ada wisata pemancingan Paluh Merbau yang kelak akan dikenal sebagai kawasan wisata yang nyaman dan ramai dikunjungi wisatawan,” ujarnya. Camat Percut Seituan Darwin Zein, S.Sos ketika meninjau lokasi mengatakan dan berharap agar semua pihak turut berperan aktif mengawasi dan memantau setiap perkembangan pembangunan kantor FKPM ini. (crul)

Kantor PDI-P Langkat Dirusak STABAT (Waspada): Kantor DPC PDIP Kabupaten Langkat di Stabat, Minggu (21/4) malam hancur dirusak kader dan simpatisan partai yang tak puas atas susunan daftar calon legislatif oleh ketua partai. Akibat pengerusakan sejumlah pintu dan kaca ruangan kantor rusak. Seluruh kursi kantor juga dibawa ke luar ruangan dan dirusak. Mereka mengecam sikap Ketua DPC PDI P Langkat Syafril yang tidak merespon aspirasi kader di desa. Kasat Reskrim Polres Langkat AKP Rosyid Hartanto mengatakan, pihaknya masih berjaga-jaga di lokasi.(a03)

Waspada/Eddi Gultom

BUPATI Sergai Ir. HT Erry Nuradi, M.Si didampingi Wabup Ir. H. Soekirman, Kadisdik Drs. H. Rifai Bakri Tanjung, MAP beserta Muspida meninjau pelaksanaan Ujian Nasional (UN) SMP hari pertama di SMP Negeri 1 Perbaungan di Desa Tualang .

Bupati HT Erry Nuradi:

UN SMP Tahun Ini Lebih Baik Dari Tahun Sebelumnya PERBAUNGAN (Waspada): Bupati Serdang Bedagai Ir. H. Tengku Erry Nuradi mengatakan, Ujian Nasional (UN) tingkat SMA mau pun SMP tahun 2013 ini lebih baik dari UN tahun-tahun sebelumnya. Sebab naskah ujian yang diberikan kepada siswa SMP dan SMA tidak sama sehingga tidak terjadi kebocoran soal kunci jawaban. “Alhamdulillah, UN tingkat SMP tahun 2013 yang dilaksanakan hari ini sebagai hari pertama, juga lebih baik bila di-

Pengemudi Betor Tewas Lakalantas STABAT ( Waspada): Rames T, 38, pengemudi becak bermotor warga Desa Cempa Kec. Hinai Kab. Langkat tewas kecelakaan lalulintas di Jalinsum perbatasan Hinai dengan Tanjungpura, Senin (22/4) pagi. Informasi dihimpun, korban melaju menuju Tanjungpura. Dalam perjalanan korban berusaha menyalip sepedamotor untuk mendahului, namun salah satu bannya menyenggol sehingga becaknya memasuki jalur berlawanan. Di saat bersamaan muncul truk BL 8738 PZ dan tabrakan tak terelakkan. Rames masuk ke kolong truk dan tewas di lokasi kejadian. Sementara sopir truk, MR, 35, warga Pidie, Aceh, menjalani pemeriksaan di Mapolsek Hinai.(a03)

T. Tinggi Rawan SARA TEBINGTINGGI (Waspada): Pada triwulan I 2013 dari hasil pantauan Komunitas Intelijen Daerah (Kominda) Kota Tebingtinggi, persoalan suku, agama, ras dan antar golongan (SARA) menjadi salahsatu masalah krusial yang mendapat perhatian. Masalah lain, adalah kenaikan pangan, bahanbakarminyakdangaselpiji. Berdasarkan surat Wali Kota Tebingtinggi No. 300/ 4133/BKBPPM/2013 tanggal 15 April 2013 ditanda tangani Wakil Wali Kota H. Irham Taufik, SH, MAP, terdapat 10 titik masalah rawan, yang potensial memunculkan konflik horizontal di tengah masyarakat Kota Tebingtinggi. Hasil rapat 27 Maret 2013, menyebutkan masalah itu, yakni antisipasi gangguan stabilitas politik Kota Tebingtinggi pasca Pilgubsu 2013 berkenaan dengan gugatan penetapan hasil Pilgubsu oleh KPU Sumut dari pasangan calon No.2 yang

disampaikan ke MK. Juga masalah Keputusan KPU No.7 Tahun 2013. Masalah rawan lain, yakni kenaikan harga bahan pangan, kelangkaan BBM jenis solar dan penetapan harga eceran tertinggi gas elpiji. Begitu pula dengan alih fungsi dan penyalahgunaan izin bangunan serta banyaknya tumbuh bangunan baru. Selanjutnya, adanya prokontra dari masyarakat tentang pendirian Gereja Bethel Indonesia (GBI) di Jalan Sutoyo, Kel. Rambung, Kec. T.Tinggi Kota. Banyaknya potensi konflik di tengah masyarakat, baik masalah tanah, aliran kepercayaan dan berbagai ancaman yang mengarah pada konflik SARA. Kerawanan lain yang terdeteksi Kominda, yakni adanya aksi perampokan yang di dalamnya terdapat teroris CIMB serta maraknya peredaran Narkoba dan judi togel di

tengah masyarakat. Terhadap masalah pendirian GBI di Jalan Sutoyo, tindak lanjut yang disarankan Kominda, adalah melakukan pengecekan langsung kepada masyarakat dan mengumpulkan bukti di lapangan tentang persetujuan dan penolakan masyarakat terhadap GBI Jalan Sutoyo. Sedangkan terhadap potensi konflik, baik masalah tanah, aliran kepercayaan dan SARA, disarankan melakukan sosialisasi kesadaran dan pembinaan hukum kepada masyarakat dalam bentuk road show, khususnya soal rumah ibadah. Demikian pula soal penyalahgunaan IMB, tindak lanjutnya memberlakukan sanksi administrasi dengan menerbitkan surat peringatan I, II, III terhadap pelanggaran, terkait masalah IMB terutama rumah tinggal yang dijadikan rumah ibadah. (a09)

banding UN SMA yang diselenggarakan beberapa hari lalu, karena ada juga siswa yang tidak ikut UN sehingga dilaksanakan UN susulan. Lain dengan UN SMP hari ini, semua naskah ujian lengkap, baik sekolah negeri mau pun swasta,” kata Bupati Ir. HT Erry Nuradi yang merupakan pemimpin yang santun dan bijaksana kepada wartawan saat meninjau pelaksanaan UN SMP hari pertama di SMP Negeri 1 Perbaungan, di Desa Tualang. Turut mendampingi Bupati, Wabup Ir. H. Soekirman, Kadisdik Drs. H. Rifai Bakri Tanjung, MAP, Ketua DPRD Sergai H. Azmi Yuli Sitorus, SH, MSP, Dandim 0204/DS Letkol Inf Syaeful Mukti Ginanjar, Kapolres

Sergai AKBP Arif Budiman, S.Ik, MH diwakili Kapolsek Perbaungan AKP Marluddin, S.Ag, Kabid Dikdas Dra Hj. Hamidah Pasaribu, M.Pd, KCD Perbaungan Sapta, S.Pd, Camat Perbaungan Drs. Akmal dan Kasek SMP 1 Perbaungan, Sofiyan, S.Pd. Data diperoleh Waspada, SMP Negeri 1 Perbaungan merupakan Rayon 02 lokasi Ujian Nasional (UN) SMP untuk 5 sekolah yakni SMP Negeri 1 Perbaungan, SMP Swasta Setia Budi Abadi Perbaungan, SMP Swasta Satria Darma Perbaungan, SMP Swasta Musda Perbaungan dan SMP Swasta Perbaungan dengan jumlah peserta 564 orang. Terdiri 285 lakilaki dan 279 perempuan mem-

pergunakan 31 ruangan yang diawasi 62 pengawas ujian. Siswa SMP negeri dan swasta se Kab. Serdang Bedagai yang mengikuti UN 9.709 orang, siswa SMP Negeri laki-laki 2.645 orang, perempuan 2.736 orang jumlah 5.381 orang berasal dari 37 SMP Negeri. Siswa SMP Swasta laki laki 966 orang, perempuan 753 orang jumlah 1.719 orang berasal dari 43 SMP Swasta, MTs Negeri laki-laki 56 orang, perempuan 75 orang jumlah 131 orang berasal dari 1 MTs Negeri. MTs Swasta lakilaki 1.219, perempuan 1.259 orang jumlah 2.478 orang berasal dari 57 MTs swasta dengan jumlah seluruh sekolah yang mengikuti UN 138 sekolah negeri dan swasta.(a08)

Saksi Ahli Dari BPN Tak Pernah Melihat Sertifikat HGU PTPN II Gohor Lama LANGKAT ( Waspada ): Sebagai saksi ahli di persidangan kasus pengrusakan tanaman PTPN II Gohor Lama di Tanjung Beringin, ternyata Alam Nugroho Sambas, S,ST dari Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kab. Langkat, tak pernah mengetahui dan melihat sertifikat HGU PTPN II Gohor Lama, dan peninjauan ke lapangan, sesuai arahan pihak PTPN II Gohor Lama. Hal itu diakuinya di depan majelis hakim PN Stabat dipimpin hakim ketua Ahmad Yani, SH, MH, beberapa waktu lalu. Penasehat hukum Maju Tarigan, SH , mengemukakan Minggu ( 21/4), sebagai saksi ahli yang diminta Kejari Stabat, tidak wajar Alam Nugroho Sambas hanya memenuhi permintaan PTPN II Kebun Gohor Lama, tanpa mempunyai sertifikat HGU yang sudah dikeluaran BPN Pusat. ‘’Sebagai saksi ahli, seharusnya mempunyai keahlian di bidang pertanahan, khususnya areal PTPN II Kebun Gohor Lama berdasarkan data positif, bukan petunjuk pihak perkebunan,” ujar Tarigan. Menurut dia, saksi ahli dari BPN Langkat Alam Nugroho Sambas, tidak pantas dikategorikan saksi ahli, sebab tidak mengerti peta wilayah Kab. Langkat dan tidak mengetahui surat ukur No. 1/ Gohor Lama/ 2003. Karena, lanjut dia, keterangan saksi ahli di BAP, pengrusakan serta penebangan pohon

kelapa sawit dilakukan terdakwa S alias B, di lokasi PTPN II Kebun Tanjung Beringin, afdeling IV, blok B 12, B 14, dan B 16, desa Gohor Lama, Kec. Wampu, yang sekarang desa Suka Jadi Kec. Hinai, Kab. Langkat, berdasarkan sertifikat HGU No.1, sesuai SK BPN No. 43/2002,dengan surat ukur No. 1/Gohor Lama/ 2002 dengan luas 64,738 Ha. Dan sertifikat HGU No. 4, sesuai SK BPN No. 57/HGU/BPN/ 2000/A/8, dengan surat ukur No. 1/ Gohor Lama/2003 dengan luas areal 3.820,06 Ha. Ketika ditanyakan penasehat hukum Maju Tarigan, SH, tentang sertifikat, ternyata saksi ahli dari BPN Alam Nugroho mengakui tidak pernah mengetahui dan melihat sertifikat tersebut. Begitu juga lokasi daerah, disebutkan Desa Suka Jadi Kec. Hinai , termasuk di lokasi Kec. Wampu. Padahal Desa Suka Jadi , sampai saat ini masih masuk wilayah Kec. Hinai dan tidak pernah dimekarkan ke wilayah Kec. Wampu. Anehnya lagi, katanya, sebagai penjabat di BPN, saksi ahli tidak memperhatikan pembatas yang dibuat antara Kec. Wampu dan Kec. Hinai. “BPN Langkat jangan membuat kerancuan, sehingga masalah tanah tidak akan selesai,” ujar Maju Tarigan, yang di persidangan lanjutan akan meminta sidang lapangan untuk mengetahui lokasi lahan PTPN II Kebun Gohor Lama serta minta kesaksian Pemkab Langkat, apa benar Desa Suka Jadi Kec. Hinai masuk wilayah Kec. Wampu. (a04)

Soal Penyerobotan Lahan, Camat Dan Lurah Dipanggil TEBINGTINGGI (Waspada): Pelaksana Harian Wali Kota Tebingtinggi H. Irham Taufik, SH, MAP memanggil Camat Kec. Rambutan M. Wahyudhi, S.STP, MSP dan Lurah Kel. Tanjung Marulak Hilir Haviful Khair, terkait kasus penyerobotan lahan Anwar Sikumbang. Pemanggilan itu, Jumat (19/4), usai pelantikan Forum Komunikasi Umat Beragama (FKUB) kota Tebingtinggi, di gedung Hj. Sawiyah Nasution, untuk mendapat keterangan masalah tersebut. Hadir dalam pertemuan informal itu, jajaran FKUB dipimpin Ketua H. Abu Hasyim Siregar, SH, Kakankemenag Drs. H. Hasful Huznain, SH, Kanit Hukum dan Politik Polres Andi Sujendral, SH, MH serta beberapa kalangan. Hasil temu informal, Plh. Wali Kota H. Irham Taufik, SH, MAP memerintah Camat dan Lurah tidak mengeluarkan segala bentuk perizinan terkait lahan tersebut sebelum persoalannya jelas. “Masalah ini sensitif dan sudah melebar ke mana-mana, jadi jangan keluarkan izin apa pun atas lahan itu,” instruksi Wakil Wali Kota.

Lurah Kel. Tj. Marulak Hilir Haviful Khair di hadapan Plh. Wali Kota, mengatakan telah melakukan mediasi kepada keduabelah pihak bersengketa, yakni Anwar Sikumbang dan Arius Gulo. Namun tak ditemukan solusi, karena keduanya tetap berpegang teguh atas pandangan masing-masing. Camat Kec. Rambutan Mhd. Wahyudihi, S.STP, MSi, juga melaporkan adanya pengajuan rekomendasi izin mendirikan bangunan (IMB) di lahan dan rumah yang kini ditempati keluarga Anwar Sikumbang, dan orang suruhan Arius Gulo. “Yang mengajukan bukan orang bersangkutan, tapi oknum LSM. Saya malah sempat diancam,” ujar Camat. Namun ancaman itu tak digubris Camat. Pelantikan Sebelumnya, Plh. Wali Kota Tebingtinggi H. Irham Taufik, SH, MAP melantik kepengurusan FKUB kota Tebingtinggi periode 2012-2017. Ketua H. Abdu Hasyim Siregar, SH, Wakil Ketua I Pdt. P. Ketaren, STh, Wakil Ketua II Drs. Rahmad Suud. Sekretaris, Syansuddin SPd.I, Wakil Sekretaris, Drs. Jakner Sijabat, Bendahara, Zulkarnaen, MA.(a09)


Sumatera Utara

C2 WASPADA

Pemimpin Umum Dr. Hj. Rayati Syafrin Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab H. Prabudi Said Wakil Pemimpin Umum/Wapemred H. Teruna Jasa Said Wakil Penanggung Jawab H. Sofyan Harahap Redaktur Senior H. Azwir Thahir Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Wakil Pemimpin Perusahaan: H. Bahtiar Tanjung. Iklan: Hj. Hilda Mulina (Kabag), Rumondang Siagian (Medan), Lulu Lusia Damayanti (Jakarta). Redaktur Pelaksana Berita: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Pelaksana Opini & Artikel: Dedi Sahputra. Redaktur Minggu & Akhir Pekan: Muhammad Thariq. Redaktur Berita: H. Halim Hasan, Hendra DS. Redaktur Medan: David Swayana. Redaktur Sumatera Utara: H.T. Dony Paridi. Redaktur Aceh: M. Zeini Zen. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara: H. Halim Hasan. Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Ekonomi: Zulkifli Harahap. Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat. Litbang: H. Akmal AZ (Kabag). Humas: H. Erwan Effendi (Kabag), Aidi Yursal. Promosi: Edward Thahir (Koordinator). Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamser (Sumatera Utara), Sinur Manik (Aceh). Asisten Redaktur: Irwandi Harahap (Medan); Irham Hagabean Nasution (Sumatera Utara); Armansyah Thahir (Sumatera Utara, Otomotif); Diurna Wantana (Aceh); Austin Antariksa (Olahraga, KMS Kreasi); Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata); Rudi Faliskan (Berita); Erwin Siregar (Opini); Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi); T. Junaidi (Hiburan); Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zen (KMS Remaja, Mode); Anum Purba (Keluarga); David Swayana (Infotainmen); Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan); Dedi Riono (Budaya); Denny Adil (Pelangi). Wartawan Kota Medan: Umum: H. Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Hj. Ayu Kesumaningtyas, Feirizal Purba, Gito AP, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Rustam Effendi, Mursal Alfa Iswara, Andi Aria Tirtayasa, Avli Yarman. Olahraga: Austin E. Antariksa, H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Dedi Riono. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya Effendi, Hamdani. Otomotif: Armansyah Thahir. Koran Masuk Sekolah/KMS: Arianda Tanjung, Dio Utama. Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator Liputan), Hermanto, H. Ramadhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian Warastuti, Aji K, Yuslan Kisra. Wartawan Sumatera Utara: Binjai: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung. Deli Serdang: H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu, Rizaldi Anwar, M. Suhandi Nasution. Serdang Bedagai: Eddi Gultom, Edi Sahputra. Stabat: H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim. Pangkalan Brandan: Chairil Rusli, Asri Rais. Kabanjahe/ Berastagi: Dickson Pelawi, Basita Bukit, Dedek Mohan Basri Hasibuan, Micky Maliki. Tebingtinggi: Muhammad Idris, Abdul Khalik. Pematangsiantar: Mulia Siregar, Edoard Sinaga. Simalungun: Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait. Aek Kanopan: Indra Muheri Simatupang, Syahril Ilham. Rantau Prapat: Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan. Kota Pinang: Hasanuddin Harahap, Deni Syafrizal Daulay. Pangururan: Edison Samosir. Balige: Jimmy Sitinjak. Sidikalang: Natar Manalu. Tarutung: Parlindungan Hutasoit. Sibolga/Tapanuli Tengah: Alam Satriwal Tanjung. Padangsidimpuan: H. Syarifuddin Nasution, Sukri Falah Harahap, Ahmad Cerem Meha. Gunung Tua: Sori Parlah Harahap. Sibuhuan: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Panyabungan: Munir Lubis, Sarmin Harahap, Alpin Lubis. Gunung Sitoli: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Kisaran: Nurkarim Nehe (Koordinator Liputan Asahan, Batubara & Tanjungbalai), Bustami Chie Pit, Sapriadi. Batubara: Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan. Tanjung Balai: Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang. Wartawan Aceh: Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Jaka Rasyid, Gito Rollies, H. Rusli Ismail, Arman Konadi. Aceh Besar: Iskandarsyah. Lhokseumawe: Bustami Saleh (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), M. Jakfar Ahmad, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun, Arafat Nur. Kuala Simpang: Muhammad Hanafiah. Langsa: H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, H. Samsuar, Dedek Juliadi. Lhoksukon: Musyawir, Mustafa Kamal. Idi: Muhammad H. Ishak. Bireuen: HAR Djuli, Amiruddin, Abdul Mukti Hasan. Takengen: Bahtiar Gayo, Irwandi. Sigli: Muhammad Riza. Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Tapaktuan: Zamzamy Surya. Blangpidie: Sudarmansyah Putra. Kutacane: Mahadi Pinem, Ali Amran. Blangkejeren: Jasvira Sautisa. Bener Meriah: Khairul Akhyar, Irham Hakim. Singkil: Tarmizi Ripan, Mansurdin. Sinabang: Muhammad Rapyan.

� Semua wartawan WASPADA dilengkapi dengan kartu pers. Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada yang mengaku wartawan WASPADA tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi �

Hubungi kami Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada Komisaris Utama: Tribuana Said Direktur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM SIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988 Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002 KANTOR PUSAT Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025, Faks Tata Usaha: (061) 4531010. E-mail Redaksi: redaksi@waspadamedan.com KANTOR PERWAKILAN DAN BIRO � Perwakilan dan Biro Jakarta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874. � Perwakilan dan Biro Banda Aceh: Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385. � Perwakilan dan Biro Lhokseumawe: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109. � Biro Asahan, Batubara & Tanjungbalai: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412. Harga iklan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 13.000,-, berwarna Rp. 36.000,Halaman depan: hitam-putih Rp. 39.000,-, berwarna Rp. 108.000,Ukuran kolom: 40,5 mm. E-mail Iklan: iklan@waspadamedan.com Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan

Polisi Ringkus Maling Kabel Telepon KOTAPINANG (Waspada): Unit Reskrim Polsekta Kotapinang meringkus empat kawanan pelaku pencurian spesialis kabel telepon milik PT. Telkom yang kerap beraksi di wilayah Kec. Kotapinang dan sekitarnya. Dalam penangkapan tersebut, polisi menyita 100 meter kabel udara ukuran 40 pair dan gunting besi sebagai barang bukti. Tiga dari empat pelaku merupakan warga Kec. Kotapinang yakni RS, 17 warga Jl. Kampung Makmur, HM, 19 warga Kampung Baru, AE, 21 warga Jl. Kampung Makmur. Sementara seorang pelaku lainnya, IR, 36, merupakan warga Kel. Tanah Enam Ratus, Kec. Medan Marelan, Kota Medan. Kanit Reskrim Polsekta Kotapinang, AKP P Tambunan kepada wartawan, Senin (22/4) mengatakan, seluruh tersangka diamankan petugas di kediamannya masing-masing pada, Sabtu (20/4) lalu. Disebutkan Tambunan, pelaku sudah melakukan aksi pencurian kabel telepon beberapa kali di beberapa tempat di Kecamatan Kotapinang, di antaranya, di Jalan Jawa sampai ke perumahan Bukit Mas, di Jalan Lintas Sumatera-Riau Blok IX, di depan Kantor Bupati Labusel, dan di Kampung Kristen. Terpisah Kepala Telkom Kotapinang Barton Sibagariang mengatakan, dalam kurun waktu sebulan ini saja kabel telepon yang telah dicuri seluruhnya serkira 2.000 meter. Akibatnya, pihaknya mengalami kerugian hingga Rp15 juta. “Kita telah melaporkan pencurian tersebut ke Polsekta Kotapinang dan Polsek Torgamba,” katanya. (c18)

WASPADA Selasa 23 April 2013

UN SMP Di Asahan Lancar KISARAN (Waspada): Ujian Nasional (UN) tingkat SMP sederajat yang dilaksanakan mulai, Senin (22/4) di Kab. Asahan berjalan lancar dan aman hal tersebut diutarakan Sekretaris Dinas Pendidikan Kab. Asahan Drs. H. Darmawan,M.Pd ketika meninjau pelaksanaan UN di SMP Negeri 6 Kisaran. Naskah Bahasa Indonesia (diujikan Senin), Bahasa Inggris (diujikan Selasa) telah tiba di Asahan dan mata pelajaran Matematika(diujikan Rabu) dan IPA (diujikan Kamis) akan tiba malam ini Senin (22/4), urai Darmawan kepada Waspada, hal senada juga dikatakan Kepala Kantor Kementerian Agama Asahan Drs.H.Syafi’i,MA. “Alhamdulillah lancar, ucapnya ketika meninjau pelaksanaan Ujian Nasional di Madrasah Tsanawiyah Negeri Kisaran,” ucapnya. Pantauan Waspada, di beberapa sekolah tingkat kehadiran mencapai 100 persen, di SMP Negeri 6 Kisaran. “Dari 195 siswa terdaftar yang hadir 194 siswa dengan catatan satu siswa mengundurkan diri,” urai Kepala SMPN 6 Dra.Siti Hafsah. Wakil Kepala SMP Swasta Diponegoro Kisaran Rasimin, S.Pd ketika dijumpai Waspada menyatakan dari 109 siswa yang terdaftar hadir semuanya. Kehadiran 100 persen siswa untuk mengikuti UN juga diutarakan Kepala MTs Negeri Kisaran Dra.Elda Ayumi, M.Si (124 siswa), Kepala SMP Negeri 1 Kisaran Drs.H.Aswin Lubis (385 siswa), Kepala SMP Negeri 3

Kisaran Malanton Lahadhe Hasibuan, S.Pd, M.Si (403 siswa), Kepala SMP N 5 Kisaran B.Simatupang, S.Pd,MM (127 siswa). Kepala Madrasah Tsanawiyah Al-Washliyah 1 Kisaran Drs.Irfai TM menyatakan dari 34 siswa yang terdaftar, semuanya hadir mengikuti UN di hari pertama, demikian halnya dengan MTs Al-Washliyah 2 Kisaran dari 66 siswa terdaftar hadir 64 siswa dengan catatan dua siswa DO, ucap Yudhi Abdi Kesuma, SH, S.Pd. Kevin Reagan Tan, siswa kelas IX A SMP Swasta Diponegoro Kisaran. kepada Waspada usai mengikuti UN hari pertama, menyatakan sangat bersyukur karena UN di sekolahnya tidak ditunda. Sedangkan Monika, siswa kelas IX SMPN 5 Kisaran menyatakan, soal Bahasa Indonesia usah susah gampang. Ketua Fraksi Partai Golkar DPRD Asahan T.Johnson juga bersyukur UN berlangsung lancar dan aman. T. Johnson yang dijumpai Waspada di kantor DPRD Asahan, Senin (22/4) menyatakan syukur pelaksanaan UN tingkat SMP sederajat di Kab. Asahan berlangsung lancar dan aman, semoga berjalan sampai hari terakhir, Kamis (25/

4). “Kita doakan semoga UN SMP ini lancar dan aman untuk daerah lainnya juga,” harap Johnson. Belum Sepenuhnya Diterima Meski UN tingkat SMP di Asahan hari pertama berjalan lancar, namunsoal ujian belum sepenuhnya diterima oleh Dinas Pendidikan karena baru dua mata pelajaran yang tiba yakni Bahasa Inggris dan Indonesia. Kadisdik Kab. Asahan Ismail, dikonfirmasi Waspada, Senin (22/4), melalui Kabid Pendidikan Dasar Menengah Herlis S.Pd, menuturkan untuk mata pelajaran Bahasa Indonesia telah berlangsung, dan Bahasa Inggris akan berlangsung. “Hari pertama UN di Asahan berjalan dengan baik, tanpa ada gendala. Sedangkan siswa yang tidak hadir belum terdata, karena masih dalam tahap pengecekan,” jelas Herlis. Sedangkan mata pelajaran lainnya belum tiba, dan kini pihaknya masih melakukan koordinasi dengan Dinas Pendidikan Provinsi, terkait soal tersebut.Herlis berharap, UN SMP tidak ada kendala, dan semuanya bisa berjalan dengan lancar dan siswa bisa ujian tanpa ada kendala. Namun demikian pihaknya telah menyiapkan langkah antisipasi, bila ada gangguan. “Semoga kasus UN SMA tidak berulang (kekurangan soal-red), tidak terjadi di UN SMP,” harap Herlis. (a31/a15)

KPUD L. Batu Yakini DPT Pileg Lebih Akurat RANTAUPRAPAT(Waspada): Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Kab. Labuhanbatu meyakini kalau Daftar Pemilih Tetap (DPT) untuk Pemilihan Legislatif (Pileg) tahun 2014 mendatang akan lebih akurat jika dibanding dengan DPT beberapa pemilihan umum lalu. Alasannya dikarenakan, Data Agregat Kependudukan (DAK) atau Daftar Penduduk Pemilih Potensial (DP4) yang akan dijadikan sebagai daftar awal untuk DPT Pileg mendatang berasal dari data e-KTP dengan KTP Sistem Informasi Administrasi Kependudukan (SIAK) yang mereka terima dari Pemkab Labuhanbatu. Selain itu, juga akan mengangkat satu orang Panitia Pendaftar Pemilih (Pantarlih) untuk setiap Tempat Pemungutan Suara (TPS). “Data yang kita terima sudah tersusun sesuai Kepala Keluarga (KK),” kata Ketua KPUD Kab. Labuhanbatu Hj. IraWirtati didampingi Ilham Maulana Divisi Logistik dan Syam Hasri Divisi Hukum usai membuka sosialisasi implementasi dan aplikasi pemu-

LIMAPULUH (Waspada): Pengurus DPD Partai Golkar Kab. Batubara resmi mendaftarkan 35 bakal calon legislatif (Bacaleg) ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) setempat, Jumat sore (19/4). Pendaftaran itu ditandai dengan penyerahan berkas serta dokumen persyaratan sebagaimana ketentuan oleh Ketua DPD H OK Arya Zulkarnain, SH, MM didampingi Ketua Harian, Ir Lokot Batubara MSi dan Sekretaris, Selamat Arifin, SE, MSi diterima langsung oleh anggota KPU Batubara, Abbas Sitorus. Humas DPD Partai Golkar Batubara Parlin Panjaitan mengatakan dari Bacaleg Golkar untuk DPRD Batubara minimal 30 persen wanita sebagaimana peraturan KPU dan Undangundang Pemilu ditiap daerah pemilihan (Dapil). Sedangkan berkas pendaftaran diserahkan secara lengkap sebagaimana syarat karena masing-masing Bacaleg telah melengkapi sebelumnya. (a13)

LIMAPULUH(Waspada): Setelah menerima data agregat kependudukan dari pemerintah, akhirnya KPU Batubara menetapkan sarat dan sebaran dukungan pasangan calon bupati dan wakil bupati, Kab. Batubara tahun 2013 sebanyak 18.761 jiwa. Demikian disampaikan Ketua KPU Kab. Batubara Khairil Anwar,SH, Msi didampingi Divisi Humas, Data Informasi dan Hubungan Antar Lembaga, Taufik Abdi Hidayat, S.Sos di

ruangan kerjanya, Sabtu (20/4). Menurut Khairil penetapan angka 18.761 jiwa dukungan itu, ditetapkan melalui keputusan KPU Nomor:5/Kpts/KPU-Kab002.964812/2013. Tentang syarat dan sebaran jumlah dukungan pasangan calon perseorangan padapemilihanbupatidanwakul bupati Batubara tahun 2013. “Dukungan harus tersebar paling sedikit di empat kecamatan Kab. Batubara dengan dilampirkan fotocopy KTP dan surat keterangan tanda pendu-

takhiran data pemilih kepada PanitiaPemilihanKecamatan(PPK), Sabtu (20/4) Rantauprapat. Nantinya para PPK dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) akan melakukan pemecahan pemilih untuk setiap TPS untuk dilakukan kroscek oleh Pantarlih kesetiap rumah penduduk. Sementara jumlah DAK atau DP4 yang mereka terima sebanyak 522.555 orang. Diprediksinya, akan terjadi pe-

ngurangan jumlah pemilih mencapai 20 persen jika dibanding dengan DPT Pilgubsu lalu. “Kita upayakan paling lambat tanggal 5 Mei, Pantarlih sudah mulai bekerja di lapangan guna melakukan uji kebenaran nama per-TPS. Bagi daftar tambahan akan dimasukkan ke formulir dan PPS akan memasukkannya ke data sementara. Besar kemungkinan DPT lebih akurat,” terangnya lagi. (c07)

DPD Golkar Batubara Daftarkan 35 Bacaleg

Waspada/Ist

PERSONEL Koramil 11/SE DIM 0208/AS sedang gotongroyong bersama masyarakat membersihkan parit, pasca banjir di Desa Seiduahulu, Kec.Simpangempat.

Koramil 11/SE DIM 0208/AS Gotongroyong Pasca Banjir SIMPANGEMPAT (Waspada): Pasca banjir di Kec.Simpangempat, Kab. Asahan, Koramil 11/SE DIM 0208/AS gotongroyong bersama masyarakat di Desa Seiduhulu. Gotongroyong dilaksanakan Minggu dan Senin (21-22 April), dipimpin Bati Tuud Pelda Dalipsyah Bahari, Babinsa Serda M. Nur Asmara, dan personel Koramil 11/SE lainnya, yang bersama masyarakat Desa Sungaiduahulu, Kec. Simpangempat, memperbaiki dan membersihkan parit serta saluran air yang terhambat sampah serta menimbun jalan yang putus dan berlubang. Kepala Desa Sungai Dua Hulu M. Ridwan Nasution bersama warganya terlihat semangat dan antusias melaksanakan gotongroyong pasca banjir, karena sangat membantu masyarakat. “Kegiatan ini sangat baik, karena Koramil 11/SE DIM 0208/AS peduli dengan masyarakat dan mau gotongroyong demi kebaikan masyarakat setempat,” jelas Ridwan. Sedangkan Danramil 11/Simpangempat

Kapten Inf JH. Munthe, menuturkan bahwa kegiatan sebagai sarana membina hubungan antara TNI dan masyarakat, sehingga bisa bersama-sama membangun, dan meningkatkan perkembangan ekonomi hasil bumi. Danramil juga menyebutkan, pihaknya bersama Camat Simpang Empat Supardi dan Kepala Desa Simpang Empat Abdul Basyid Spd I, Kepala Desa Sungai Dua Hulu M. Ridwan Nasution, juga sedang membicarakan pembuatan jalan potongan penghubung antara Desa Simpangempat dan Seiduahulu, yang akan dikerjakan dalam waktu dekat ini, serta dilaksanakan oleh swadaya masyarakat dan pemerintah daerah. “Pembuatan jalan potongan bertujuan untuk meningkatkan perekonomian masyarakat dengan mempermudah mengeluarkan hasil pertanian buah sawit masyarakat, dan kita (Koramil 11/SE DIM 0208/AS-red) siap membantu, “ sebutnya. (a15)

Hari Terakhir Pendaftaran Bacaleg Di Labusel KOTAPINANG (Waspada): Hingga hari terakhir pendaftaran bakal calon legislatif (Bacaleg) yang ditetapkan KPU, Senin (22/4) belum satupun anggota dewan di DPRD Labusel dan kepala desa di jajaran Pemkab Labusel yang mengundurkan diri. Ketua KPU Labusel Imran Husaini mengingatkan, jika pengunduran diri tidak dilampirkan, maka pencalonan tersebut akan dibatalkan. Wakil Ketua DPRD Labusel, Zainal Harahap yang dikonfirmasi Waspada mengatakan, pihaknya belum menerima satupun pengunduran diri anggota dewan yang partainya bukan peserta Pemilu dan akan menjadi Bacaleg dari partai lain. Sesuai ketentuan dalam Peraturan KPU No.13 tentang Perubahan Atas Peraturan KPU No. 07 Tahun 2013 kata dia, pengunduran diri itu harus ditandatangani pimpinan atau Sekretariat DPRD. “Belum ada anggota dewan yang mundur,” katanya. Camat Kampungrakyat Mara Sakti yang ditemui Waspada, juga mengatakan belum

menerima surat pengunduran diri dari kepala desa di jajarannya yang dikabarkan mencalon di Pemilu nanti. Menurutnya, berdasarkan informasi yang didapatnya, di Kec. Kampungrakyat ada tiga orang yang masih menjabat Kades akan menjadi Bacaleg. Ketua KPU Labusel, Imran Husaini Siregar yang dikonfirmasi kembali mengingatkan kepada seluruh Bacaleg yang berasal dari anggota dewan yang mendaftar dari partai lain ataupun kepala desa dan PNS untuk mengundurkan diri. “Jika tidak pencalonannya akan ditolak. Karena ini ketentuan undang-undang,” katanya. Sementara itu, hari terakhir pendaftaran, seluruh parpol peserta Pemilu berbondongbondong mendaftarkan Bacaleg ke KPU Labusel. Ketua KPU Labusel Imran Husaini Siregar mengatakan, saat ini pihaknya hanya menerima pendaftaran Bacaleg dari parpol peserta Pemilu. Selanjutnya kata dia, akan dilakukan verifikasi kelengkapan administrasi Bacaleg pada 23 April hingga 6 Mei. (c18)

Nelayan Tradisional Batubara Dukungan Perseorangan 18.761 Jiwa Apresiasi Ditpolair Poldasu duk. Jumlah 18.761 dukungan itu berdasarkan 5% dari jumlah penduduk Batubara sebanyak, 375.211 orang,” terangnya. Lebih lanjut disampaikannya, berdasarkan jadwal pendaftaran pasangan calon perseorangan dimulai 22 sampai 26 April 2013. Dia mengimbau kepada pasangan calon perseorangan dapat mendaftarkan dukungan di Kantor KPU Batubara Jl. Perintis Kemerdekaan No. Limapuluh. (c05)

SMA Negeri 2 Kisaran Juara Umum OSN KISARAN (Waspada): SMA Negeri 2 Kisaran menoreh prestasi gemilang dengan menjadi juara umum di ajang Olimpiade Sains Nasional (OSN) tingkat SMA Kabupaten Asahan tahun ini. Keberhasilan SMA Negeri 2 Kisaran pada OSN tahun 2013 yang berlangsung 2 sampai 4 April yang lalu, dengan menyabet tiga juara pertama dan masing-masing dua untuk juara kedua dan ketiga. Penetapan juara umum ini berdasarkan keputusan Kadisdik Kab. Asahan nomor:421.3/ 0657-Dikmen/2013. Pipo Pus-

pita Veronika Ginting dengan guru pembimbing Erna Samosir S.Pd, menjadi juara pertama mata pelajaran Fisika, Lia Martha Monica Hutabarat/ Hadijah,S,Pd, juara pertama Biologi, dan Hidayatna Putri/ Dra.Marlyn Butar-Butar juara pertama Ekonomi. Aldo Surya Khorang Togatorop/Dra.Darwati br.Sembiring juara kedua Kebumian, Cut Annisa Namira dan Fahreza Putri Z dengan guru pembimbing Naek Tambunan S.Pd tampil sebagai juara kedua dan ketiga, dan Dewi Naibaho/Drs.Hendri Sirait juara ketiga mata pelajaran

Kimia. Kepala SMA Negeri 2 Kisaran Syahruddin Lubis, S.Pd, MM didampingi Ketua Komite Sekolah Ir.Syafaruddin Nasution,MM kepada Waspada, Senin (22/4) menyatakan sangat bangga dengan keberhasilan siswanya dalam ajang OSN tahun ini yang merupakan kegiatan langkah memfasilitasi dan memotivasi siswa yang mempunyai bakat dalam bidang sains. Sehingga mereka mampu meningkatkan kemampuan mereka sesuai dengan bidang ilmu yang dimilikinya. (a31)

Waspada/Bustami Chie Pit

PARA juara umum OSN diabadikan bersama kepala sekolah, guru pembimbing di pendopo SMA Negeri 2 Kisaran.

BATUBARA (Waspada): Nelayan kecil di Tanjungtiram yang tergabung dalam Forum Komunikasi Antar Nelayan Indonesia (ForKanti) Kab. Batubara mengapresiasi tindakan tegas Ditpolair Poldasu yang menangkap puluhan unit jenis pukat tarik dua melanggar Permen KKP No.02 Tahun 2011. “Kami mengapresiasi Ditpolair Poldasu menegakkan wibawa Permen KKP No.02/ 2011 dengan melarang alat tangkap pukat tarik dua melaut, menangkap 8 unit kapal pukat teri tarik dua terdiri 4 unit asal Pagurawan Batubara dan 4 unit asal Kuala Belawan,” tukas Cholilu, Wakil Ketua For-Kanti Batubara didampingi 2 nelayan jaring timbul dan jaring selapis, Sabtu (20/4). Menurut Dia, untuk menjaga kerukunan sesama nelayan di laut Batubara perlu ditingkatkan pengawasan patroli AL, Polair, KPLP, Diskanla Batubara, sembari menunggu ketentuan Perda zona tangkap disosialisasikan kepada nelayan di Batubara. Sebagai nelayan kecil, sebut Cholilu, setelah membaca Waspada Rabu (17/4), dia merasa prihatin terjadi demo anarkis merusak pintu pagar Mako Ditpolair Poldasu Belawan

dilakukan sekelompok keluarga nelayan minta Ditpolair melepas 4 kapal yang ditangkap. Pendemo marah membawa paksa nakhoda sedang diperiksa berikut ke 4 kapal yang sandar didermaga juga ditarik paksa nelayan yang datang dari arah laut. “Kami menyesalkan tindakan kekerasan terhadap penegak hukum, apalagi tindakan tak terpuji itu diduga dicampuri oknum pengurus organisasi nelayan, seharusnya mereka (pengurus tersebut) berjuang ke Kementerian Kelautan dan Perikanan membatalkan Kepmen KP No.02/2011 itu baru paten berhasil memperjuangkan nasib nelayan,” ujar Cholilu kesal. Keempat kapal pukat teri tarik dua asal Pagurawan Batubara yang ditangkap yakni, kapal ukuran 5 dan 6 GT yaitu KM AS I nakhoda As, 35, KM AS II nakhoda Al, 36, KM Simon Petros IV nakhoda AS, 37, dan KM simon Petros VIII nakhoda ES, 41. Kasusnya sudah dilimpahkan ke Kejaksaan dugaan melanggar pasal 85 jo pasal 100 CUU No.45 tahun 2009 tentang perubahan atas UU No.31 tahun 2009 tentang Perikanan dengan ancaman penjara 5 tahun dan denda paling banyak Rp2 miliar. (a12)

Tidak Perlu Alergi Sama Wartawan RANTAUPRAPAT (Waspada): Banyaknya penyalahgunaan profesi wartawan, terutama di Kab. Labuhanbatu dan daerah pemekarannya Kabupaten Labura dan Labusel, menjadi perhatian tersendiri PWI. Untuk itulah dalam serangkaian kegiatan HUT PWI XXVIII, PWI PerwakilanLabuhanbatuRayamenggelarseminar bertajuk Jurnalisme dan Masyarakat di Gedung PKK Pemkab Labuhanbatu, Sabtu (20/4). Hadir pada seminar yang dibuka oleh Ketua PWI Labuhanbatu (Labuhanbatu Raya) Roni Afrizal itu, Bupati Labuhanbatu Tigor Panusunan Siregar dan Plt. Sekdakab Labuhanbatu Ali Usman Harahap. Sementara sebagai pembicara Ketua PWI Sumut Drs. M Syahrir. Adapun peserta pada seminar ini berasal dari sejumlah kalangan mulai dari pimpinan SKPD Pemkab Labuhanbatu, sejumlah wartawan, Danramil Kotapinang Kapten Inf. Bangar Panjaitan, pihak Kepolisian, pengurus Ormas, dan pengurus OKP, serta pelajar. Dalam paparannya Syahrir mengakui bahwa banyak pihak khususnya kalangan pemerintah yang saat ini alergi terhadap wartawan. Menurutnya hal itu lumrah mengingat mudahnya menjadi seorang wartawan di era reformasi ini, sehingga sulit membedakan mana warta-

wan profesional dan mana sekadar wartawan. Menurutnya, banyaknya wartawan bermunculan disebabkan pemahaman arti kebebasan pers yang salah kaprah. Menurut dia, idealnya kebebasan pers menurut UU No.40 tahun 1999 merupakan kebebasan mendapatkan informasi, namun nyatanya peraturan ini diterjemahkan menjadi kebebasan menjadi wartawan. “Kita miris melihat fenomena ini. Karena terjemahan yang salah membuat banyak wartawan bermunculan. Bahkan ada wartawan yang tidak dapat membaca,” katanya. Namun Syahrir mengatakan, publik tidak perlu alergi terhadap seorang wartawan. Justru masyarakat harus jeli melihat jati diri seorang wartawan. Dikatakan, apabila tindakan wartawan sampai merugikan atau mengancam secara psikologis, pihaknya menyarankan melapor kepada Dewan Pers. Bupati Labuhanbatu, Tigor Panusunan Pasaribu mengatakan, jumlah insan pers di Labuhanbatu ini saat ini diperkirakan mencapai 300 orang, namun tidak seluruhnya dibekali dengan pengetahuan memadai, sehingga kerap berbenturan dengan narasumber di lapangan khususnya kalangan pemerintah. (c18)


Sumatera Utara

WASPADA Selasa 23 April 2013

C3

Warga Pantai Barat Madina Mengeluh

Ke Sekolah Seberangi Sungai Dan Berjalan Kaki 8 Km PANYABUNGAN ( Waspada ): Ratusan pelajar di Desa Lubuk Bondar dan Aek Baru Julu Kec. Batang Natal, Kab. Mandailing Natal, hingga sekarang masih merasakan pahitnya menimba ilmu di sekolah, karena harus berjalan 8 Km menyusuri jalan setapak dan menyeberang sungai karena kurangnya fasilitas dan akses jalan sangat minim. Ungkapan tersebut disampaikan Kepala Desa Lubuk Bondar Sangkot Batubara dan Kepala Desa Aek Baru Julu Ali Ansor Nasution kepada Waspada saat mendatangi DPRD Madina guna menyampaikan kondisi desanya yang tetap tertinggal dan warganya masih hidup di bawah garis kemiskinan kepada Edi Anwar Nasution sebagai anggota Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa DPRD Madina, baru-baru ini. “Jangankan untuk bisa menikmati listrik, untuk infrastruktur jalan ke desa kami masih sangat jauh dari harapan.

Masih sangat memprihatinkan. Kemudian untuk menjangkau desa kami dari Simpang Muarasoma Batang Natal, berjarak 4 Km, diperlukan tenaga ekstra karena kondisinya masih jalan tanah,” ujar Sangkot Batubara. Lubuk Bondar, katanya, berpenduduk 82 kepala keluarga (KK) atau 375 jiwa, jalannya berbatu dan berlumpur sehingga yang bisa melewatinya hanya kendaraan roda dua. Kalau warga menggunakan angkutan roda dua tersebut harus membayar ongkos Rp15.000/ orang agar bisa sampai ke Muarasoma. Tak hanya itu, menurut Ka-

des, sekolah tidak ada di desanya. Jarak lokasi sekolah dengan rumah mereka mencapai 4 Km. Jarak sejauh itu terpaksa ditempuh puluhan anak-anak mereka dengan jalan kaki setiap harinya. Sekitar pukul 07.30 barulah mereka sampai ke sekolah, satu setengah jam sudah waktu yang mereka habiskan di perjalanan ke sekolah terdekat berada di Muarasoma.. Kondisi ini tak membuat puluhan pelajar SD, SMP dan SMA itu patah arang. Mereka tetap bersikukuh mengejar impiannya untuk terus bersekolah. “ Agar tidak terlambat tiba di sekolah, anak-anak kami harus bangun lebih pagi dan berangkat dari rumah pukul 06.00. Kalau ditanya, mereka menjawab ya.. capek, apalagi daerah kami terpencil, bisa dikatakan anak-anak menelusuri hutan dan bukit . Nasib yang sama juga disampaikan Ali Ansor Nasution selaku Kades Aek Baru Julu. Dia

menceritakan kondisi desanya yang benar-benar memprihatikan. Selain letak desa yang jauh di pinggir kecamatan, juga minim pembangunan infrastruktur, terutama pembangunan sarana umum seperti jalan menuju desa itu yang masih berupa jalan tanah. “Sebagian besar penduduk desa adalah petani dengan kondisi sumber daya manusia tergolong rendah, hal ini disamping minimnya sarana pendidikan juga prasarana umum yang tidak tersedia di desa ini,” ungkapnya. Dikatakan, jika di musim hujan kondisi jalan akan berlumpur, sehingga menyulitkan masyarakat untuk beraktifitas. Kondisi jalan yang masih berupa jalan tanah, salah satu faktor penghambat pertumbuhan perekonomian masyarakat berjumlah 78 kepala keluarga (KK ) di desa tersebut. Yang paling menyedihkan, menurut Ali, setiap hari puluhan

siswa SD yang ingin ke sekolah terpaksa harus turun menyeberangi sungai bergelut dengan arus sungai. Mereka menyeberang sungai sejauh 22 meter dengan meninggikan atas dan buku serta baju agar tidak basah, karena tidak ada jembatan penyeberangan. Edi Anwar mengaku sangat terharu mendengar kondisi masyarakat kedua desa itu. Bahkan dinilainya, masyarakat seolah belum menikmati kemerdekaan karena kondisi jalan dan fasilitas minim tersebut. Untuk itu, harapnya, Pemkab Madina sudah seharusnya memprioritaskan pembangunan jalan. Akses jalan yang baik atau paling tidak memadai sangat didambakan warga di lima desa, agar produksi masyarakat dapat mengakses pasar dan kehidupan petani akan membaik khususnya Simanguntong, Aek Baru Jae, Guo Batu, Lubuk Samboa dan Aek Holbung. (a28)

UN SMP Di Paluta Ditarget Lulus 100 Persen Waspada/Sukri Falah Harahap

WALI Kota P.Sidimpuan Andar Amin Harhap (kiri) bersama unsur pimpinan BNI dan Muspida Plus menyaksikan penandatanganan kredit oleh seorang debitur, AbdullWahid, di pembukaan acara Rejeki BWU 2013 yang digelar di halaman Plaza Anugerah.

BNI P.Sidimpuan Gelar Program Rejeki Wirausaha P.SIDIMPUAN (Waspada): Bank Negara Indonesia (BNI) Cabang Padangsidimpuan menggelar acara Rejeki BNI Wirausaha (BWU) 2013. Kegiatan ini merupakan bagian dari pemasaran program pinjaman berplafon kredit Rp50 juta sampai Rp1 miliar kepada pengusaha segmen usaha kecil dan usaha produktif lainnya. Acara digelar dua hari, Sabtu-Minggu (20-21/4) di pelataran halaman Plaza Anugerah ini dikemas dalam berbagai kegiatan. Di samping info produk dan klinik wirausaha juga ada hiburan. Targetnya adalah para pelaku usaha yang membutuhkan dukungan financial. “Rejeki BWU memberi kemudahan kepada debitur dalam memperoleh fasilitas kredit usaha. Proses cepat, suku bunga turun, biaya murah, dan syarat mudah,” kata Pimcab BNI Padangsidimpuan, Budi Sulistiyo. Pembukaan kegitan ini dihadiri Wali Kota Adar Amin Harahap, Kapolres AKBP Budi Heryanto, Kadis Perindagkop UKM dan PD Islahuddn Nasution, perwakilan Muspida Plus, pimpinan BNI dari Sibolga dan Medan, serta keluarga besar BNI se-Cabang Padangsidipuan. Wali Kota Padangsidimpuan Andar Amin Harahap SSTP.MSi, dalam sambutannya meminta BNI agar terus berperanserta meningkatkan kualitas dan mutu wirausaha di kota ini. Peranserta perbankan, katanya, sangat dibutuhkan dalam peningkatan ekonomi daerah. (a27)

Intelkam Poldasu Kawal Ketat Berkas UN SMP Ke Samosir SAMOSIR (Waspada): Untuk menjaga kerahasiaan Ujian Nasional (UN) tingkat SMP, pihak Poldasu melalui Direktorat Intelkam melakukan pengawalan berkas UN dari Provsu sampai ke tingkat kabupaten. “Selanjutnya, pengawasan berkas UN SMP 2013 di Samosir dikawal pihak Polres Samosir,” ujar Kabag Ops Polres Samosir Kompol Erdy menjawab Waspada, Senin (22/4). Sedangkan Kadis Pendidikan Samosir Drs Marulak Malau MSi, mengatakan, berkas UN SMP sampai di Samosir, Minggu (21/ 4) dan selanjutnya disimpan di Kantor Pos Pangururan dengan pengawalan Polres Samosir bekerjasama dengan tim dari Unimed Medan. Menurut Malau, jumlah siswa yang ikut UN tingkat SMP di Samosir 3.090 siswa dari 34 sekolah. “Pelaksanaan UN SMP hari pertama di Samosir berjalan lancar dan tertib.” Kabag Ops Kompol Erdy menambahkan, untuk pengamanan UN SMP 2013, pihak Polres menurunkan 16 anggota Polres dari Satuan Fungsi Intel, Reskrim, Lantas dan Bimmas. Sedangkan di tingkat kecamatan, pengawasan UN langsung dilakukan Kapolsek bersama jajarannya bekerjasama dengan Tim dari Unimed. “Pengamanan berkas UN SMP di Samosir dilakukan sama seperti pengamanan berkas UN SMA/SMK pekan lalu di Samosir,” ujar Erdy. (c11)

6.288 Peserta UN SMP Di Dairi SIDIKALANG (Waspada): 6.288 orang tingkat SMP di Dairi mengikuti Ujian Nasional (UN), Senin (22/4). Sedangkan tingkat SMA sederajat jurusan IPS juga telah melaksanakan UN, setelah diundur seminggu sebelumnya. Kadisdik Dairi Drs Naek Tobing saat dihubungi melalui jaringan telepon mengatakan, lembar soal ujian untuk SMP maupun SMA jurusan IPS tidak ada masalah, semua berjalan tanpa hambatan. Sedangkan ujian susulan untuk SMP diadakan 29 April hingga 2 Mei 2013. Dikatakan, lembar soal ujian SMP untuk semua matapelajaran yang diujikan tidak ada masalah. Sementara UN tingkat SD akan diselenggarakan 6 Mei selama tiga hari dan ujian susulan 13-15 Mei. Tobing mengaku UN tahun ini dinilai sangat rumit dan membingungkan karena kesalahan terjadi di tingkat pusat. (a20)

PAC PP Dolok Batu Nanggar Dilantik SERBELAWAN (Waspada): Pengurus Anak Cabang (PAC) Pemuda Pancasila Dolok Batu Nanggar periode 2013-2016 dilantik di halaman Wisma Karya Jalan Merdeka, Minggu (21/4). MPC Pemuda Pancasila Kab. Simalungun Suriawan, SH melantik unsur pengurus PP Dolok Batu Nanggar, kemudian menyerahkan bendera petaka kepada ketua terpilih Darma Dedi Simanjuntak dan juga kepada sekretarisnya, Salman Abror SH. Juga diserahkan 30 jam dinding sebagai tanda mata kepada senioran mereka. Suriawan, SH mengajak semua unsur pengurus yang telah dilantik harus tetap eksis dan terus berbuat untuk kemaslahatan orang banyak. (c17)

GUNUNGTUA (Waspada): Kepala Dinas Pendidikan Kab. Padanglawas Utara (Paluta) Drs Hazairin Hasibuan sangat yakin, akan mampu mencapai target kelulusan ujian nasional (UN) SMP di Paluta 100 persen. Hazairin mengatakan, persiapan untuk UN kali ini sudah sangat matang, sehingga diyakininya berjalan lancar. “Kami menargetkan kelulusan 100 persen, dan pasti bisa dicapai karena semua siswa telah dibekali dengan berbagai ilmu lewat metode pengajaran yang benar,” ujarnya. Ditambahkannya, kelulusan yang akan dicapai pada tahun 2013 ini murni, tanpa diwarnai kecurangan. Sebab, pelaksanaan ujian diawasi ketat oleh pengawas dan soal yang diberikan masih dalam kondisi

tersegel. “Naskah ujian telah disalurkan dari provinsi Jumat (19/4) kemarin, dan diteruskan ke sekolah-sekolah pada pagi hari tadi sebelum dimulai ujian dan dalam kawalan aparat Kepolisian,” tegasnya. Peserta mengikuti UN SMP/ MTs di Paluta, Senin (22/4) mencapai 4.046 siwa. Pelaksanaan ujian ditinjau Kadis Pendidikan Paluta Drs Hazairin Hasibuan didampingi Kakan Kemenag Paluta Drs H Tohar Bayoangin, MAg. Kakan Kemenag Paluta, Tohar Bayoangin berharap pelaksanaan UN tingkat SMP dan MTs ini berjalan sukses. “Orangtua dan pihak sekolah harus mendukung penuh perjuangan anak didik kita ini dengan menciptakan suasana

kondusif agar mereka dapat mengikuti ujian dengan hasil yang menggembirakan,” tegasnya. Senada diungkapkan Kabid Dikmenum, Umar Pohan. Menurutnya, dalam pelaksanaan UN ini yang dilaksanakan 2225 dengan mata pelajaran, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Matematika dan IPA, mudah-mudahan para siswa/ i yang ikut melaksanakan UN diharapkan lulus 100%. Ia juga memberikan motivasi kepada siswa/i dalam menjawab soal ujian yang datangnya dari pusat supaya berhati-hati mengisi lembar jawaban komputer. Dari 4.046 siswa mengikuti UN SMP/MTs di Paluta, 1.912 dari SMP dan 2.134 dari madrasah tsanawiyah negeri dan swasta. (a35)

Dendam, Sopir Bunuh Toke Sayur PEMATANGSIANTAR (Waspada): Sat Reskrim Polres Simalungun berhasil mengungkap kasus dugaan pembunuhan toke sayur dan sopirnya dengan menangkap empat tersangka pelaku, satu di antaranya pelajar kelas XI SMK swasta di Kota Pematangsiantar. Pembunuhan itu diduga bermotifkan balas dendam mantan sopir toke sayur mayur dan selaku otak pembunuhan itu. “Sekitar dua minggu melakukan penyelidikan, kita berhasil mengungkap kejadian ditemukannya dua korban meninggal pada 6 April 2013 lalu, sedang motif pembunuhan diduga balas dendam dari mantan sopir korban selaku otak pelaku pembunuhan,” sebut Kapolres AKBP Andi Syahriful Taufik, S.Ik, M.Si didampingi Kasubbag Humas AKP H. Panggabean, SH, Kasat Reskrim AKP Ronny Nicolas Sidabutar, SH,

S.Ik, KBO Sat Reskrim Iptu B. Manurung, SH dan lainnya di Mapolres Simalungun, Pematang Raya, Senin (22/4). Kapolres mengungkapkan, tersangka otak pembunuhan itu, MS, 24, alias Ballong alias Rizki, sopir, warga Jalan Dusun Sinta Raya, Kec. Purba, Simalungun bersama CAP, 18, warga Dusun Ujung Purba, Kec. Purba, ditangkap di Batam, Sabtu (20/4). Sebelumnya, tersangka RSS, 20, mocok-mocok, warga Dusun Bagot Raja, Desa Pematang Purba, Kec. Purba, ditangkap di Jalan Sutomo, Pematangsiantar pada Kamis (18/4) dan tersangka SASS, 18, pelajar warga Jalan Sisingamangaraja, Pematangsiantar,ditangkapdiJalanAsahan, Simalungun pada Jumat (19/4). Menurut Kapolres, berdasarkan pengakuan para tersangka, terungkap pembunuhan diawali perkenalan MS dengan RSS dan CAP di satu war-

net saat mereka bermain internet di Sinta Raya, Kec. Purba pada awal April 2013. Dua hari kemudian, mereka bertemu di tempat sama dan MS mengajak RSS dan CAP merampok mantan tokenya yang disebutkannya gajinya dipres dan cerewet. Toke sayur itu, Rinawati Ginting, 45, warga Tiga Panah, Kab. Tanah Karo dan sopirnya, Harianto Tarigan, 26, warga Jalan Mariam Ginting, Kel. Gung Negri, Kec. Kabanjahe, Tanah Karo, dirampok di jalan umum Dusun Mariah Raya, Desa Raya Huluan, Kec. Raya. Tersangka tidak saja menguras harta korban, juga membunuh toke sayur dan sopirnya. “Uang korban Rp8,9 juta dibagibagi keempat tersangka, sisanya Rp1,1 juta digunakan membayar rental mobil, mengisi bahan bakar dan menebus HP RSS yang digadaikan guna memperlancar aksi mereka,” ujarnya. (a30)

Bhayangkari P. Sidimpuan Anjangsana Ke Panti Asuhan P. SIDIMPUAN (Waspada): Setelah melakukan donor darah di Mapolresta Padangsidimpuan, Ketua Yayasan Kemala Bhayangkari Cabang Kota Padangsidimpuan Ny Muchzarastita Budi Haryanto dan pengurus lainnya anjangsana ke panti asuhan di tempat berbeda, Sabtu (20/4). Kedatangan puluhan ibuibu bhayangkari bersama rombongan Kapolresta Padangsidimpuan AKBP Budi Hariyanto Sik didampingi Kasat Reskrim AKP Anjas Asmara Siregar Ssos SH, Kanit Turjawali Sat Lantas Ipda Daulat M Zen Harahap dan sejumlah personel. Di lokasi kunjungan pertama, mereka disambut para penghuni panti asuhan anak yatim piatu fakir miskin, Hafizil Yatamu di Kel. Sabungan Jae, Kec. Padangsidimpuan Hutaimbaru. Ketua Bhayangkari memberikan bantuan sembako berupa mi instan, beras, telur ayam, minyak goreng diterima pengasuhnya, Rohana Harahap. Kemudian di panti Lansia (lanjut usia) Ma’arif Muslimin di Kel. Batang Ayumi Julu belakang kampus UMTS, sembako diterima pengelola panti lansia, H Amron Daulay. Sebelum menyerahkan bantuan sembako, ketua bhayangkari dan Kapolresta Padangsidimpuan dan pengurus melihat langsung kondisi kamar berukuran kecil para orangtua lansia itu yang

cukup memprihatinkan. Ketua Bhayangkari Cabang Kota Padangsidimpuan, Ny. Muchzarastita Budi Hariyanto mengatakan, kunjungan ke panti asuhan dan panti lansia, merupakan tindaklanjut dari program kerja bakti sosial Bhayangkari Cabang Kota Padangsidimpuan dalam rangka HUT ke-33 Yayasan Kemala Bhayangkari (YKB) tahun 2013. Usai meninjau ruangan kamar para lansia itu, rombongan bertatap muka serta melakukan dialog dengan Kapolresta Padangsidimpuan sebagai

pembina bhayangkari setempat. Saat itu para penghuni panti lansia diwakili pengelola panti lansia, H Amron Daulay meminta bantuan kepada Kapolresta untuk membantu penampungan air mereka untuk keperluan sehari-hari. Keresahan para penghuni panti lansia langsung disahuti Kapolres Budi Haryanto dan Ketua Bhayangakari. “Kami cukup terharu melihat kondisi panti lansia ini. Secepatnya kami akan membuat bak penampungan air di lokasi panti,” tutur Kapolres. (c13)

Waspada/Ahmad Cerem Meha

KETUA Bhayangkari Cabang Kota Padangsidimpuan Ny Muchzarastita Budi Hariyanto (kanan) memberikan sembako kepada pengelola panti lansia H Amron Daulay (kiri) dalam rangka HUT ke-33 Yayasan Kemala Bhayangkari (YKB) tahun 2013.

Waspada/Ist

BUPATI (tengah), ketua DPRD (kiri) dan Deputi Menejer MURI acungkan jempol sebagai tanda dukungan terhadap kelestarian lingkungan.

Bupati Simalungun Terima Rekor MURI Green School SIMALUNGUN (Waspada): Untuk kedua kalinya Bupati Simalungun DR JR Saragih, SH, MM mencatatkan diri sebagai rekoris menerima pernghargaan dari Museum Rekor Indonesia (MURI) dalam penanaman pohon di sekolah terbanyak. Rekor MURI yang pertama diterima penghargaan pelaksanaan sidang lapangan penerbitan akte lahir di atas kapal pada November 2012. Pemberian rekor MURI kepada Bupati Simalungun didampingi Ketua DPRD Binton Tindaon langsung diserahkan Deputi Manejer MURI Damian Awan Raharjo, Jumat (19/4),saat pelaksanaan kegiatan penanaman pohon sebagai upaya menciptakan sekolah hijau dan asri di SMA Negeri 1 Bandar Kec. Bandar. “Ini merupakan kabar baik bagi pemerintah dan masyarakat Kabupaten Simalungun dalam penanaman pohon dan ini juga merupakan wujud nyata dalam kehidupan kita bahwa harus ada teman dalam menjalani aktifivitas kita, seperti tanaman pohon rindang untuk kita berteduh di siang hari,” kata bupati. Dikatakan, kegiatan penanaman pohon merupakan program jangka panjang, terutama dalam menjaga kelestarian lingkungan. Lingkungan yang terjaga dengan baik tentu akan menjaga daerah tangkapan air. Dengan dilakukan penanaman pohon diharapkan ke depan Kab. Simalungun tidak kekurangan air.

Kegiatan penanaman pohon dilaksanakan di sekolah, menurut Bupati bertujuan untuk kenyamanan anak-anak di sekolah dan menjadi lingkungansekolahtidakgersangsekaligussebagai upaya memberikan semangat anak-anak agar tertanam dalam jiwanya untuk peduli menjaga dan merawat pohon dan diharapkan Kab. Simalungun tidak kekurangan air di masa mendatang. “ Mari jadikan kegiatan ini sebagai momentum bagi kita untuk mengajak anak-anak dalam menjaga lingkungan sekolah. Janganlah setelah kita tanam terus kita biarkan, tapi harus kita rawat bersama terutama oleh pihak sekolah dan kepada masyarakat mari kita galakkan gemar menanam di lingkungan kita masingmasing,” ungkap bupati. Kegiatan penanaman pohon tersebut terlaksanakan untuk menyukseskan gerakan penghijauan sekolah secara serentak di 1.271 sekolah (SD, SMP, SMA/SMK sederejat) yang ada di Kab. Simalungun-Kota Pematangsiantar. Deputi Menejer MURI Damian Awan Raharjo mengatakan bahwa, penerimaan rekor MURI yang dilaksanakan tersebut merupakan rekor ke-5.913. Dia juga mengaku, pihaknya sangat mengapresiasi terhadap kegiatan yang mengusung tema Green School (menghutankan sekolah) demi menjaga dan melestarikan lingkungan yang hijau di sekolah se-Kab. Simalungun dan juga se-Kota Pematangsiantar. (a29)

Hanya 4 Siswa UN Susulan SMA/MA/SMK Di P. Siantar 36 Siswa Tak Hadir UN SMP PEMATANGSIANTAR (Waspada): Hanya empat siswa mengikuti Ujian Nasional (UN) susulan tingkat SMA/MA dan SMK pada hari pertama di Kota Pematangsiantar dari 95 siswa yang tidak hadir saat UN utama. Sementara, 36 siswa tidak hadir saat pelaksanaan UN SMP/MTs hari pertama dan naskah soal yang sudah ada hanya untuk hari kedua Selasa (23/4), sedang naskah soal untuk hari ketiga dan keempat belum ada. Kadis Pendidikan Drs. Setia Siagian melalui Kabid Dikdas selaku Ketua Panitia UN Jonson Tampubolon, Kadis Dikmenti selakuWakil Ketua Panitia UN Meisahri Uga Lubis, S.Pd, MM dan Kasi Kurikulum Dikdas Roslina Sinaga selaku anggota Panitia UN mengungkapkan di kantor Dinas Pendidikan, Senin (22/4). Menurut Lubis, empat siswa yang mengikuti UN susulan itu sesuai laporan sekolah masingmasing, terdiri dari satu siswa SMK USI, SMAN 1, SMAN 4 dan SMK Hotma Guna. “Kemungkinan, 91 siswa lagi sudah drop out (DO), karena tidak ada informasi apapun tentang mereka dari sekolah masing-masing. Sesuai ketentuan, 91 orang itu tidak bisa ikut UN lagi, karena hari pertama UN susulan tidak hadir,” ujarnya. Mengenai 169 siswa dari lima sekolah yang terpaksa tidak ikut UN utama akibat kekurangan

naskah soal, menurut Lubis, semuanya mengikuti UN utama dan bersamaan dengan UN susulan di sekolah masing-masing. Namun, Lubis yang mengaku langsung berangkat ke Kota Medan menemui Koordinator Pengawas Bahan UN yakni pihak Unimed, mengungkapkan, pihak Unimed tidak memberikan jawaban tentang masih belum adanya naskah soal matapelajaran Ekonomi, padahal pelaksanaannya pada hari kedua, Selasa (23/ 4) bersama mata pelajaran Bahasa Inggris. Mata pelajaran Bahasa Inggris sudah sampai di Pematangsiantar Sabtu (20/4) malam. Selain itu, Lubis mengungkapkan untuk UN mata pelajaran lainnya yang belum sampai di Pematangsiantar yakni Sosiologi, Geografi, Hadist, Tafsir dan Fiqih. “Saya juga sudah meminta langsung ke pihak Unimed semalam, tapi mereka hanya meminta agar sabar menunggu, karena naskah soal belum datang dari Jakarta.” Sedangkan 36 siswa SMP/MTs yang tidak mengikuti UN pada hari pertama dari beberapa sekolah seperti SMP Erlangga tiga siswa, SMP Trisakti tiga siswa, SMPN 9 tiga siswa, SMPN 5 tiga siswa dan beberapa sekolah lainnya, menurut Roslina, mereka kemungkinan sudah DO, karena nilai Ujian Sekolah (US) mereka tidak ada dilaporkan ke Dinas Pendidikan. (a30)

Caleg Serbu KPUD Sibolga SIBOLGA (Waspada): Pada hari terakhir pendaftaran Daftar Caleg Sementara (DCS) kantor KPUD kota Sibolga, Senin (22/4) terkesan “diserbu” para pengurus partai dan sejumlah para bakal caleg. Ada sembilan partai politik (parpol) yang mendaftarkan calegnya pada hari terakhir. Informasi dihimpun Waspada di kantor KPUD Sibolga, sejak pagi sekira pukul 09.00, secara bergantian parpol mendatangi kantor KPUD Sibolga. Tampak ruangan pendaftaran dijejali para pengurus partai yang mengantarkan para bakal celeg kepada Tim Pendaftaran KPUD. Pendaftar pertama pada hari terakhir itu, dimulai Partai Persatuan Pembangunan (PPP) yang diantarkan Ketua Kamil Gulo, disusul Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP). Setelah itu Partai Nasional Demokrat (NasDem), Partai Keadilan dan Persatuan Indonesia (PKPI), Partai Amanat Nasional (PAN), Partai Demokrat (PD). Hingga sore hari tepat pukul 16.00 me-

nyusul Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Partai Golkar dan Partai Gerindra. Yang menarik, nampak pada pendaftaran para bakal celeg itu para Ketua Parpol di Sibolga yang juga istriWali Kota Sibolga Ny. Hj. Delmeria Hutauruk sebagai Ketua Partai NasDem Sibolga dan juga istri Wakil Wali Kota Sibolga Ny. Marudut Situmorang Memory Panggabean SH yang merupakan Ketua PKPI Sibolga. Selain itu, terlihat beberapa anggota DPRD yang masih aktif dan telah berpindah partai, karena partai mereka sebelumnya tak lolos verifikasi parpol peserta Pemilu. Di antara para anggota DPRD tersebut di antaranya Herry Yon Marbun yang saat ini ikut sebagai caleg Partai Nasdem, Kusnan Efendi Situmorang dari Partai Demokrat dan beberapa anggota DPRD lainnya. Menurut Ketua KPUD Sibolga Nazran SE kepada Waspada di sela pendaftaran, hingga saat ini seluruh partai politik peserta Pemilu 2014 telah lengkap mendaftarkan bakal calegnya. (cpol)

Pekerja Harus Menjadi Peserta Jamsostek PEMATANGSIANTAR,(Waspada): Kepala cabang PT. Jamsostek (persero) Pematangsiantar, Rasidin,SH menegaskan, kasus tewasnya tiga petugas satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Pemkab Simalungun ketika menjalankan tugasnya, pantas menjadi acuan semua pihak, untuk mendaftarkan setiap pekerjanya masuk menjadi peserta Jamsostek. Menurut Rasidin, kepada wartawan di kantornya baru-baru ini, kasus tewasnya anggota Satpol PP Pemkab Simalungun itu merupakan contoh nyata, betapa pentingnya memberi perlindungan bagi setiap pekerja, baik itu pekerja honor maupun pekerja di perusahaan. Seperti diutarakan Bupati Simalungun JR.Saragih ketika penyerahan santunan jaminan kecelakaan dan jaminan kematian kepada tiga orang pekerjanya, kalau sebulan sebelum terjadinya kecelakaan lalulintas yang menyebabkan tewasnya tiga petugas Satpol PP itu, pihaknya telah mendaftarkan seluruh pegawai satpol PP menjadi peserta Jamsostek. Dengan kepesertaan itu, keluarga ketiga petugas Satpol PP yang meninggal dunia berhak mendapatkan santunan kecelakaan kerja dan

santunan kematian yang total santunan Rp59.662.840 untuk setiap pesertanya. Dan santunan tersebut telah diserahkan kepada keluarga dan ahli waris ketiga pewagai Satpol PP tersebut. Ketiga petugas Satpol PP Pemkab Simalungun yang tewas dalam kecelakaan lalulintas pada saat menjalankan tugasnya itu terjadi di Kab. Serdang Bedagai 27 Maret 2013. Ketiganya Rapiaman Girsang, Bernard Batuara dan Riko T. Butarbutar. Bupati Simalungun menyebutkan,pegawai honor yang bekerja di Pemkab.Simalungun 900 orang sudah terdaftar sebagai peserta Jamsostek. Dengan pendaftaran sebagai peserta Jamsostek, berarti sudah memberikan perlindungan, pemeliharaan dan peningkatan kesejateraan pekerja. PT Jamsostek sendiri, menurut Rasidin, mempunyai tanggung jawab, memberikan perlindungan bagi tenaga kerja dari resiko yang dialami pekerja, seperti kecelakaan, cacat, sakit, hari tua dan meninggal dunia melalui program jaminan kecelakaan kerja ( JKK), jaminan kematian (JK) dan jaminan hari tua (JHT) serta jaminan pemeliharaan kesehatan.(c16)


Laporan Khusus

C4

WASPADA Selasa 23 April 2013

Bupati Simalungun DR Jopinus Ramli Saragih, SH, MM

Wujudkan Perubahan Dengan Karya Nyata MENJADI Bupati Kabupaten Simalungun periode 2010-2015, bagi DR Jopinus Ramli (JR) Saragih, SH, MM bukanlah sebagai tujuan akhir dari cita-citanya, tetapi bagaimana mewujudkan segala program yang ada dibenaknya untuk membangun bumi “Habonaron Do Bona”, sehingga minimal sejajar dengan daerah tingkat dua yang lebih dahulu maju dan berkembang. Jauh sebelum terpilih menjadi pemimpin di Simalungun, JR Saragih sudah punya obesesi kuat untuk membangun tanah kelahirannya dengan mewujudkan perubahan melalui karya nyata dan perbuatan. Meski pun dia berada di perantauan, namun hatinya tetap tertuju ke tempat kelahirannya itu, yakni daerah Simalungun. Dia ingin membangun daerahnya, dia ingin menjadi orang yang bermanfaat bagi orang banyak dan dia ingin mewujudkan Simalungun Nan Jaya. Justru itu, untuk meneruskan obsesi tersebut, JR Saragih bukan hanya memikirkan program dalam masa lima tahun saja, namun harus jauh ke depan dan memanfaatkan masa kepemimpinan lima tahun membuat pondasi yang kokoh dan mempunyaidayatahanbagikelanjutan pembangunan daerah. Tercatat, sejak dilantik 28 Oktober 2010 silam, JR Saragih dibantu para stafnya sudah banyak melakukan gebrakan pembangunan yang pro kepada rakyat. Mulai dari bergotongroyong, menanam pohon hingga membangun rumah jompo sudah dilakukan. Kemudian pembangunan infrastruktur jalan, pertanian, pendidikan, kesehatan dan sosial juga tidak luput dari perhatian serius JR Saragih. Selanjutnya, penerapan sistem pelayanan prima, mulai dari sidang keliling akte lahir hingga akte kawin, pengobatan

gratis bagi masyarakat dan pelayanan Kantor Camat dan Puskesmas 24 jam patut diberi acungan jempol. JR Saragih berharap, semua karya dan inovasi yang diluncurkan semata-mata hanya untuk mewujudkan perubahan dalam peningkatan pembangunan daerah dan kesejahteraan masyarakat. Untuk mewujudkan program JR Saragih, tidaklah segampang membalik telapak tangan. Yang pasti ada tantangan, bahkan terkadang memaksanya harus merombak jabatan struktural di kabinet Pemkab Simalungun. Tetapi, semua yang dilakukan demi percepatan realisasi pembangunan disemua bidang dalam upaya memberi pelayanan kepada masyarakat. Selama kepemimpinan JR Saragih, yang juga dikenal berlatar belakang sebagai prajurit TNI, mindset aparatur Pemkab Simalungun berubah 180 derajat. Betapa tidak, karena ketegasannya aparatur harus benarbenar ikut kerja keras, tidak bisa lagi bermalas-malasan, harus kreatif dan berinovasi. Mulai dari pimpinan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) hingga camat, lurah, kepala bagian dan kepala urusan maupun kepala seksi harus bekerja ekstra untuk terwujudnya pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat mulai dari tingkat pemerintah kabupaten, pemerintahan kecamatan hingga ke pemerintahan nagori (desa) dan kelurahan.

JR berkeinginan membangun sistem bagaimana PNS mampu menjadi kekuatan yang memberi pelayanan terhadap masyarakat, dengan memperhatikan jasa-jasanya. “Mindset aparatur Pemkab Simalungun sudah berubah. Artinya, para aparatur pemerintah kini harus bekerja ekstra dan punya inovasi untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Ini salah satu perubahan nyata,” kata Bupati. Kesehatan Pelayanan kesehatan kepada masyarakat khususnya di pedesaan juga menjadi perhatian serius JR Saragih. Suami dari dr Erunita Angraini Tarigan, Sp.KK ini berharap tidak ada lagi dokter Puskesmas yang tidak tinggal di rumah dinas atau di wilayah tugasnya dan akan meningkatkan pelayanan seluruh Puskesmas untuk menerima pasien rawat inap. Artinya pelayanan Puskesmas di pedesaan buka selama 24 jam. “Operasional Puskesmas 24 jam sangat membantu masyarakat mendapat pelayanan kesehatan tanpa mengenal waktu, karena selama ini masyarakat hanya bisa berobat ke Puskesmas pagi hingga sore saja,” tegas JR. Seiring dengan itu, Bupati juga membangun RSUD di ibukota Kabupaten Simalungun di Pamatang Raya yang diberi nama Rumah Sakit Umum Daerah Tuan Rondahaim Saragih. Dengan didirikannya rumah sakit tersebut maka Pemkab Simalungun saat ini sudah memiliki tiga sekaligus RSUD, masingmasing RSUD Parapat, RSUD Perdagangan dan RSUD Rondahaim Saragih Pamatang Raya. Salah satu program sosial melalui bakti kesehatan yang dipopulerkan JR Saragih, Pemkab Simalungun mengadakan operasi katarak secara gratis yang digelar di RSUD Tuan Rondahim Saragih di Pamatang Raya, belum lama ini. Pelayanan kesehatan masyarakat secara

Waspada/Hasuna Damanik

BUPATI Simalungun DR JR Saragih, SH, MM bersama ketua DPRD, Binton Tindaon, S.Pd, Jhon Belly dari Tim Tear International dan Kadis Kesehatan dr Saberina MARS meninjau pasien yang selesai menjalani operasi katarak di RSUD Rondahaim Saragih Pamatang Raya. gratis tersebut bekerjasama dengan lembaga kemanusiaan dari Amerika Tear International berhasil mengoperasi 300 pasien. “Ini komitmen untuk memberi pelayanan prima kepada masyarakat,” ujar bupati seraya menjelaskan, jumlah pasien yang mengikuti operasi katarak gratis itu 300 peserta dari

Simalungun dan luar daerah. Keluarga Berencana Khusus menyangkut layanan KB (Keluarga Berencana) sebagai upaya pengendalian angka pertumbuhan penduduk, Badan Keluarga Berencana (KB) Kabupaten Simalungun melaksanakan kegiatan operasi KB MOP (Modus Operasi Pria)

dan MOW Modus Operasi Wanita gratis kepada masyarakat. “Pelaksanaan MOP dan MOW pada tahun 2013 ini telah dua kali dilaksanakan, pertama di RS Bethesda Saribu Dolok, di sini pelayanan KB MOP sebanyak 2 akseptor dan MOW 27 akseptor dan di Puskesmas Tapian Dolok pelayanan KB

melalui MOP 12 akseptor,” beber Kepala Badan KB dr. Jan Maurisdo Purba. Mantan Kepala Dinas Kesehatanitujugamemaparkan,pada 2012 target akseptor 21.394 terealisasi 20.047 (93,70%) dengan kontrasepsi IUD (Intra Utirine Depice) 1.112, MOW 643, MOP 204,Kondom2.206,implant2.996,

suntik 7.610 dan pil 5.276. Menurut dokter yang humoris ini, urusan KB untuk merobah image bahwa KB bukan tanggungjawab wanita saja (ibu rumah tangga), tetapi tanggungjawab bersama antara suami dan istri demi tercapainya kesejahteraan keluarga. * Hasuna Damanik

Pilot Project Pengembangan Pertanian Unggulan SEJUJURNYA, dalam bidang pertanian tanaman pangan dan perkebunan, seyogianya Bupati JR Saragih dan jajarannya, Plt. Sekda Jhon Sabiden Purba, Kadis Pertanian Jan Posman Purba serta Kadis Perkebunan Amran Sinaga, tak perlu jauh-jauh menemui Rektor IPB. Sebab sejak dahulu kala Simalungun sudah terkenal sebagai penghasil bumi seperti gabah (padi) dan sayur-sayuran, serta hasil perkebunan seperti karet, kelapa sawit dan coklat. Bahkan, khsusus menyangkut tanaman padi, Simalungun masih dapat mempertahankan citranya sebagai lumbung berasnya Sumatera Utara, dimana pada 2011 memperoleh penghargaan dari Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono diserahkan oleh Menteri Pertanian Siswono, karena Simalungun berhasil meningkatkan produksi beras. Pucuk dicinta ulam tiba, pertemuan dengan Rektor IPB berbuah hasil. Pemkab Simalungun dan Rektor IPB menandatangani MoU Program Perwujudan Pertanian Unggulan. Simalungun akan dijadikan pilot project pengembangan pertanian unggulan. Penandatanganan MoU tersebut dilakukan dalam suatu pertemuan antara Bupati Simalungun DR JR Saragih, SH, MM dengan Rektor IPB Prof. Dr Herry Suhardiyanto, MSc, Jumat (12/ 4) di gedung rektorat IPB. Dalam MoU dinyatakan, IPB melakukan pendampingan, penelitian dan kajian mewujudkan program pembangunan pertanian di Kabupaten Simalungun dalam jangka waktu dua tahun. Pertemuan dihadiri Kepala Lembaga Penelitian dan pengabdian kepada masyarakat IPB Prof Dr Bambang Pramudia N, M.Sc, Kepala Pusat Jender dan anak Dr Ir Titik Sumantri MS beserta jajarannya. Dalam kesempatan itu Bupati mengharapkan IPB turut berperanan di Kabupaten Simalungun dalam mendukung pengembangan pertanian, khususnya komoditas unggulan kopi arabika. Selain itu, Bupati JR Saragih juga berharap IPB memberi pencerahan tentang ilmu pertanian bagi seluruh stakeholders pertanian dan aparat pertanian Pemkab Simalungun, melakukan pemetaan tata ruang pertanian unggulan pertanian sesuai spesifikasi komoditas pertanian unggulan kewilayahan kecamatan di Kabupaten Simalungun. Sehingga diharapkan ada up grade manajemen pembangunan pertanian berkelanjutan dan meletakkan fondasi Sumber Daya Manusia (SDM), yang dimulai dukungan Pemerintah Kabupaten dalam mengirim putra terbaik Simalungun mengikuti pendidikan di IPB. “Kami (Pemkab Simalungun) siap membantu membangun asrama mahasiswa Simalungun di Kampus IPB Bogor berikut fasilitasnya melalui alokasi anggaran APBD Kabupaten Simalungun, atau dengan pola bapak angkat. Dengan demikian diharapkan masyarakat petani di Simalungun dapat terbantu, apalagi dengan peran IPB dalam meningkatkan sistem dan pola pembangunan pertanian yang kompetitif, terutama dalam kualitas produksi, packing, distribusi dan pemasarana,” kata Bupati. Secara khusus, Bupati minta IPB menciptakan inovasi baru berupa alat penggilingan kopi yang langsung dapat dipergunakan

Waspada/Hasuna Damanik

KETUA TP PKK Kabupaten Simalungun Ny. Erunita JR Saragih bersama murid-murid SD SD Negeri 091553 Nagojor Kecamatan Jawa Maraja Bahjambi menanam bibit pohon di lingkungan sekolah dalam mendukung program Green School. mulai dari pemetikan biji sampai kepenggilingannya menjadi bubuk kopi, sehingga akan sangat efisien. “Untuk pemasaran seluruh produksi kopi kami siap membantu melalui Perusahaan Daerah (PD), yaitu PD Agro Madear untuk mewujudkan kestabilan harga,” jelasnya. Sedangkan, menyikapi niat dan komitmen Bupati Simalungun untuk memajukan pertanian di Kabupaten Simalungun, Rektor IPB beserta jajarannya memberikan apresiasi yang tinggi karena jarang seorang kepala daerah mau langsung terjun (menggiring) untuk hal seperti ini. “Kami siap untuk membantu,” ujar rektor IPB sembari menyarankan perlu dibuka jenjang pendidikan diploma 3 disektor pertanian, perkebunan dan peternakan yang spesifik. “Hal ini juga terkait dengan posisi strategis Kabupaten Simalungun sebagai lokasi Program Masterplan Percepatan dan

Perluasan Pembangunan Ekonomi Indonesia (MP3EI) di Sei Mangke,” kata Rektor IPB yang juga sebagai salah satu anggota dewan nasional percepatan MP3EI. Rektor IPB juga menegaskan, pihaknya siap menjadikan Simalungun sebagai pilot project pengembangan pertanian secara komprehensif dari hulu ke hilir secara berkelanjutan, seiring penyuksesan MP3EI yang sejalan dengan pengembangan pertanian tradisional lokalitas Simalungun. Dikesempatan itu, Bupati JR Saragih meminta/mengundang Rektor IPB untuk bersedia hadir di Kabupaten Simalungun dalam acara seminar pembangunan pertanian yang berdaya saing tinggi dan berkelanjutan, yang akan dilaksanakan Pemkab Simalungun dalam waktu dekat. Menanggapi ini, Rektor IPB bersedia hadir.

Pariwisata Sektor pariwisata juga menjadi perhatian khusus JR untuk mendukung pembangunan daerah dengan menjalin kerjasama promosi potensi wisata dengan pemerintah kabupaten di sekitar kawasan DanauToba, seperti Kabupaten Samosir. Hal ini sudah dijajaki seiring dengan pelaksanaan PDT (Pesta Danau Toba) 2012 lalu. Pariwisata menurutnya, masih diharapkan sebagai salah satu andalan untuk mendukung pembangunan daerah, sehingga untuk meningkatkan kunjungan wisatawan, selain membenahi akses menuju objek-objek wisata yang ada di Simalungun khususnya Parapat, juga perlu dijalin kerjasama dengan pemerintah kabupaten yang ada di sekitar kawasan Danau Toba untuk melakukan promosi bersama potensi wisata Danau Toba, baik tingkat nasional maupun internasional. Untuk mendukung pariwisata dan investasi di Kabupaten Simalungun, JR membuka lembaran dengan dunia internasional. Salah satu di antaranya adalah negara Jordania. “Kita sudah melakukan kunjungan balasan ke Jordania, sekaligus promosi pariwisata dan kebudayaan di sana,” kata JR, seraya menambahkan kunjungannya mendapat apresiasi pemerintah Jordania dan berjanji akan turut mempromosikan pariwisata Danau Toba ke dunia internasional. Sedangkan untuk tingkat regional, pihaknya sudah mendapat kunjungan dari berbagai daerah di Indonesia seperti dari Bali, Jawa, Sumbar dan lainnya, semuanya untuk mempelajari potensi pariwisata yang ada di daerah ini. “Kita memiliki lokasi dan potensi pariwisata yang cukup banyak dan ini nilai plus yang dimiliki masyarakat Simalungun. Hanya saja kita tinggal memikirkan bagaimana agar potensi pariwisata dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat,” harap JR. Dari berbagai bidang dan sektor prioritas pembangunan tersebut diakui masih belum sempurna sebagaimana diharapkan, karena memang untuk mewujudkan itu tidaklah cukup dengan kerja keras bupati dan para staf. Pembangunan butuh anggaran yang cukup, termasuk untuk membenahi infrastruktur jalan yang kondisinya cukup parah, karena dari 2000 kilometer lebih jalan yang menjadi tanggungjawab Pemkab Simalungun, 70 persen di antaranya dalam kondisi prihatin. Lebih dari itu, keberhasilan pembangunan tidak akan terwujud meski sekuat apa pun kerja keras bupati dan stafnya apabila masyarakat tidak ikut mendukung dan bekerjasama dalam melaksanakan pembangunan. Sukses pembangunan bila pemerintah dan masyarakat sama-sama punya tekad dan kemauan yang kuat. Begitu pun, bupati berdarah militer itu tetap optimis hingga masa akhir periodesasinya 2015 mendatang, seluruh program sebagaimana tertuang dalam visi-misi pembangunan daerah periode 2010-2015, yakniTerwujudnya Masyarakat dan Daerah Kabupaten Simalungun Yang Makmur Perekonomian, Adil, Nyaman, Taqwa, Aman dan Berbudaya (MANTAB). Horas, Diatei Tupa….!!! * Hasuna Damanik

‘Spektakuler’ Dan Sowan Ke IPB BIDANG pendidikan yang menjadi salah satu pilar pembangunan daerah, di samping penguatan dengan pembiayaan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Simalungun, Bupati JR Saragih beserta Kepala Dinas Pendidikan Simalungun, Resman Saragih juga berupaya maksimal agar program pembangunan bidang pendidikan dapat berjalan sesuai diharapkan. Salah satu pola yang diterapkan adalah merangkul investor di daerah itu untuk berpartisipasi aktif membangun sara-

na dan prasarana pendidikan di pedesaan, serta memperbanyak sekolah menengah di kecamatan serta menambah sekolah unggulan mulai tingkat SD hingga SMA. “Kita masih terus mengharapkan partisipasi investor membangun daerah ini (Simalungun) khususnya bidang pendidikan. Kita berharap investor baik lokal mau pun asing harus berpartisipasi aktif dalam pembangunan pendidikan di Simalungun,” jelas Resman. Khusus untuk meningkatkan kwalitas SDM (Sumber daya Manusia) para pelajar di Si-

malungun, Bupati JR Saragih juga melakukan gebrakan ‘spektakuler’ dan tidak segan-segan melakukan sowan ke IPB (Institut Pertanian Bogor) guna melobi apakah siswa tamatan SMA sederajat dari Simalungun dapat diterima belajar di IPB. Ternyata langkah mantan perwira menengah TNI itu mendapat respon positif dari pihak IPB, dan selanjutnya disela-sela peninjauan UN (Ujian Nasional) baru-baru ini ditetapkanlah 1520 siswa berprestasi dari berbagai sekolah yang rata-rata dari keluarga kurang mampu untuk dikuliahkan di IPB.

“Kita sangat prihatin melihat mereka. Mereka adalah anak-anak berprestasi tapi keluarganya tidak mampu. Karenanya kita akan sekolahkan mereka melalui dana dari Pemkab Simalungun di IPB. Untuk tahun ini ada 15-20 siswa/siswi yang akan dibiayai berasal dari berbagai sekolah dan seleksi yang benar-benar ketat,” terang JR. Terkait pembiayaan kepada masing-masing siswa, JR Saragih mengatakan setiap siswa akan diberi dana Rp2 juta setiap bulan langsung dikirimkan ke rekening untuk kebutuhan sehari-hari. Sedangkan biaya

kuliah dibayar setiap semester. Khusus bidang Kesehatan dan Pendidikan dijadikan prioritas pembangunan, tanpa mengesampingkan bidang dan sektor pembangunan lain. Soalnya, kata JR, kedua bidang tersebut merupakan hal terpenting dalam kehidupan manusia. “Sekolah tinggi-tinggi, kalau tak sehat apa jadinya. Demikian sebaliknya, susah juga. Justru itu, kesehatan dan pendidikan hal utama dalam pembangunan di Simalungun, tanpa mengabaikan bidang dan sektor lainnya,” kata JR. * Hasuna Damanik

Waspada/Hasuna Damanik

BUPATI Simalungun DR JR Saragih, SH, MM didampingi Kadis Pendidikan Resman Saragih, S.Sos berdialog dengan siswa SMAN 1 Raya pada jam istirahat UN tahun 2013.


Laporan Khusus C5 Padanglawas Bangkit Bersama Haji TSO WASPADA Selasa 23 April 2013

KABUPATEN Padanglawas dengan ibukota Sibuhuan adalah daerah otonomi baru di wilayah Provinsi Sumatera Utara. Dibentuk melalui UU No. 38 tahun 2007 tertanggal 10 Agustus 2007, merupakan satu dari empat daerah pemekaran Kab. Tapanuli Selatan. Daerah yang berbatasan langsung dengan Provinsi Riau dan Sumatera Barat ini memiliki luas wilayah 4.229.99 Km2. Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) tahun 2007, total populasi sekitar 278.933 jiwa, dengan kepadatan penduduk sekitar 71,65 jiwa per kilometer2. Demografi terdiri dari12 kecamatan, 303 desa, dan satu kelurahan. Ada pun 12 kecamatan itu adalah Kecamatan Barumun, Barumun Tengah,Huristak,HutarajaTinggi,LubukBarumun,Sosa,UluBarumun, Barumun Selatan, Aek Nabara Barumun, dan Sihapas Barumun. Sedangkan satu kelurahan yakni Kelurahan Sibuhuan selaku ibukota Kecamatan Barumun sekaligus ibukota kabupaten. Mayoritas penduduk Padanglawas sebagai petani. Itulah kenapa pemerintah daerah saat ini memberi prioritas perhatian terhadap sektor pertanian. Kecamatan Barumun adalah penghasil terbesar padi, dengan produksi mencapai 26.859 ton gabah padi kering (tahun 2011) atau 29,89 persen dari total produksi kabupaten. Hutaraja Tinggi penghasil ubi kayu terbesar dengan produksi mencapai 1.433 ton, atau 25,82 persen dari total produksi kabupaten. Sementara hasil perkebunan rakyat yang paling menonjol adalah kelapa sawit. Total luas kebun rakyat saja mencapai 32.385,36 hektar, paling luas di Hutaraja Tinggi dan Sosa. Selain kelapa sawit, terdapat beberapa hasil perkebunan rakyat lainnya yang cukup menunjang perekonomian daerah. Karet, kelapa, kayu manis dan pinang, merupakan tanaman yang sering ditemui di hampir seluruh kecamatan di Padanglawas. Namun masyarakat sering mengeluhkan kondisi infrastruktur jalan yang kurang mendukung kelancaran pengangkutan hasil pertanian. Di Padanglawas total panjang infrastruktur jalan sekitar 1.778,7 km, terdiri dari 237,7 km jalan provinsi dan 1.541 km jalan kabupaten. Dari total keseluruhan panjang jalan tersebut baru 20,56 persen yang diaspal, sisanya masih kerikil dan tanah. Kondisi ini sangat mempengaruhi laju perekonomian rakyat. Karena terjadi pembengkakan biaya produksi, dan mendorong kenaikan harga kebutuhan pokok masyarakat. Kesandung Kasus Hukum Kepala daerah pertama Padanglawas adalah Pj. Bupati Ir. Soripada Harahap. Masa jabatan hanya setahun lebih, dan hanya dibebani tiga tugas pokok.Yakni menjalankan roda pemerintahan, melaksanakan tugas pelayanan pembangunan masyarakat, dan sukseskan penyelenggaraan Pemilukada. Tahun 2008, Pemilukada Padanglawas digelar untuk pertama kali. Terjadi putaran kedua, karena pasangan Rahmad Pardamean Hasibuan-H.AminusinHarahapdanBasyrahLubis-AliSutanHarahap (TSO) meraih suara tertinggi tapi tidak sampai 30 persen dari total suara sah. Rivalitas putaran kedua dimenangkan pasangan Basyrah Lubis-H. Ali Sutan Harahap yang mengusung jargon SOBAR. Bupati dan Wakil Bupati Padanglawas, H. Basyrah Lubis SH dan H. Ali Sutan Harahap, merupakan pasangan kepala daerah defenitif pertama dalam sejarah daerah ini. Mereka dilantik Gubernur Sumatera Utara, H. Syamsul Arifin, SE, 2 Februari 2009. Namun setelah 38 bulan roda pemerintahan berjalan, pucuk pimpinan Pemkab Padanglawas harus dipindahtangankan dari Basyrah Lubis kepada sahabat lamanya yang juga Wakil Bupati, H. Ali Sutan Harahap gelar Tongku Sutan Oloan (TSO). Tapi statusnya baru sebagai Pelaksana Tugas (Plt) Bupati dan mulai terhitung 5 April 2012. Basyrah kesandung kasus hukum dan divonis bersalah oleh Mahkamah Agung RI. Yakni dalam kasus pemalsuan data autentik mengakibatkan berubahfungsinya hutan margasatwa di Keca-matan Barumun. Kasus ini terjadi saat Basyrah menjabat Camat Barumun dan Padanglawas belum dimekarkan dari Tapanuli Selatan. Dalam putusan MA RI No: 1021k/Pid/2009, Basyrah Lubis dinyatakan bersalah karena mengeluarkan surat akte tanah, sementara yang bersangkutan tidak pernah dilantik atau menjabat sebagai Pejabat Pembuat Akta Tanah (PPAT). Hingga kini kasus hukumnya masih berproses dan belum maju ke Pengadilan Tipikor, karena terjadi sesuatu hal yang tidak diingini saat proses penyidikan di Polda Sumatera Utara. Selama kepemimpinan Basyrah di Padanglawas, banyak aksi unjukrasa menuding pemerintahannya lamban dalam menjalankan proses pembangunan. Sistem birokrasi terkesan carut marut karena kebanyakan pejabat yang dihunjuk tidak memiliki track record yang tepat pada jabatan yang diembankan kepadanya. Bahkan ada yang menuding Basyrah hanya menciptakan sebuah

Waspada/Sukri Falah Harahap

BUPATI Kabupaten Padanglawas, H. Ali Sutan Harahap gelar Tongku Sutan Oloan (TSO) bersama Ketua Tim Penggerak PKK Padanglawas, Ny. Hj. Yusra Ali Sutan Hasibuan. kerajaan dan bukan pemerintahan. Sekitar 6,5 bulan menjabat Plt. Bupati, Ali Sutan Harahap atau akrab disapa Haji TSO diangkat dan dilantik menjadi Bupati Padanglawas defenitif kedua lewat Sidang Paripurna Istimewa DPRD Padangalwas, Jumat 23 November 2012. Plt. Gubernur Sumatera Utara, H. Gatot Pujo Nugroho, ST saat melantik Ali Sutan Harahap mengatakan, pelantikan ini tindaklanjut dari Keputusan Menteri Dalam Negeri No. 131.12757 tahun 2012 tentang pengesahan pengangkatan Wakil Bupati Padanlawas menjadi Bupati Padanglawas, dan pengesahan pemberhentian Wakil Bupati Padanglawas. “Seyogyanya pelantikan dilakukan 12 November 2012. Namun karena sesuatu hal, pemerintah provinsi berkoordinasi dan konsultasi kepada Kementerian Dalam Negeri. Akhirnya disimpulkan pelantikan dilaksanakan hari ini,” kata Gatot Pudjo Nugroho. Bukan Karya Kata Resmi menjabat Bupati Padanglawas defenitif kedua dan tanpa didampingi Wakil Bupati, Haji TSO membuat gebrakan dengan merombak ‘kabinet’ pemerintahan. Suami Hj. Yusra Hasibuan ini memilih orang yang dianggap mampu dan punya Sumber Daya Manusia (SDM) tepat untuk memimpin Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD). “Padanglawas sudah terlalu lama vakum. Selama ini kita hanya berjalan di jalur teori dan retorika. Tidak ada action pembangunan di lapangan. Saya mau membangun daerah kelahiran saya ini dengan karya nyata, bukan dengan karya kata,” tegasnya. Ayah lima anak ini kemudian mengangkat 12 Pelaksana Tugas (Plt) untuk jabatan eselon II yang dianggap vital dan pendukung bangkitnya Padanglawas.Yakni Gunung Tua Hamonangan Daulay,

S.Sos, jadi Plt. Asisten I, Drs. Choirul Insan Harahap jadi Plt. Asisten II, dan Drs Hamzah Hasibuan jadi Plt. Asisten III. Ir. Thamrin Harahap jadi Plt. Kepala Dinas Kehutanan dan Perkebunan. Syahruddin Harahap, SP, jadi Plt. Kadis Perikanan Peternakan, dan Alwinsar Hasibuan, SH, jadi Plt. Inspektur Daerah. H. Ismail Siregar SP jadi Plt. Kepala Badan Penyuluhan Pertanian dan Kehutanan. Hasanuddin Nasution S.Sos jadi Plt. Kadis Pendapatan Keuangan dan Aset Daerah, Yenni Nurlina Siregar SP, Plt. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda). Kemudian Ir. Abdullah Nasution jadi Plt. Kadis Pertanian. Ir. Soleman Harahap, MM, jadi Plt. Staf Ahli Bidang Kemasyarakatan, dan Drs. Abdul Rahim Hasibuan jadi Plt. Staf Ahli Bidang Pemerintahan. Kemudian mempertahankan Drs. Irfan Suaduon Hasibuan MM sebagaiPlt.SekretariatDaerah(Sekda),danDrs.IrwanHaloanHasibuan, MM, Sekretaris DPRD (Sekwan) Padanglawas. Ir. Ulil Fadil Nasution, MM,sebagaiKepalaDinasPUPertambanganEnergi,danDrs.Ahmadin Hutagalung sebagai Kepala Dinas Kesehatan. Drs. Ali Irfan Hasibuan, MM, Kepala Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi dan UMKM. Syamsul Anwar Lubis SE, Kepala Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi. Amirhan Pasaribu, SH, Plt. Kepala Dinas Perhubungan dan Infokom. Drs. Bermawi Lubis Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil, Drs. Irwan Hasibuan, Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga. Drs. H. Khoiruddin Harahap Kepala Dinas Pendidikan, Saiful Bahri Siregar, SH, Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD), dan M. Irwan Baginda, S.Sos Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa. Hj. Irinka Rahmawati Harahap, M.Si, Kepala Badan Pember-

dayaan Perempuan dan KB, Sahmardan Pulungan, SE, sebagai Kepala Badan Lingkungan Hidup, dan Arpan Nasution, S.Sos, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah. Drs. Burhanuddin Harahap Kepala Badan Perizinan Terpadu Daerah. Panguhum Nasution, S.Sos, MAP, Kepala Kantor Kesbang Linmas, Drs. H. Akhmad Pohan Kepala Kantor Satuan Polisi Pamong Praja, dan dr. Sri Dewi Bahagia Pelaksana Harian (Plh) Direktur Rumah Sakit Daerah (RSUD) Sibuhuan. Anak Tukang Cendol Pemkab Padanglawas di bawah kepemimpinan Haji TSO mulai melangkah maju untuk memperbaiki keadaan dengan memanfaatkan segala potensi yang ada. Yakni, dengan program pembangunan yang langsung menyentuh kepentingan rakyat. Sektor pertanian dan infrastruktur jalan menjadi target utama, karena kedua sektor ini merupakan sarana vital pendukung laju perekonomian rakyat. Semua program pembangunan yang direncanakan itu telah dituangkan dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Padanglawas tahun 2013, dengan nilai total Rp556,273 miliar. Ini adalah APBD pertama sejak anak tukang cendol itu dilantik menjadi Bupati defenitif Padanglawas kedua. APBD TA 2013 disahkan Selasa 5 Maret kemarin lewat Sidang Paripurna DPRD dipimpinWakil Ketua DPRD, H. Syahwil Nasution, bersama H. Ammar Makruf Lubis, dihadiri 24 dari 30 angota dewan. “Terimakasih dan penghargaan tertinggi saya kepada seluruh pimpinan dan anggota DPRD Padanglawas beserta tim anggaran eksekutif. Kebersamaan dan kesungguhan kita semua dalam membahas serta memberikan masukan positif selama penyusunan R-APBD ini, merupakan bukti keinginan kita bersama untuk memajukan Padanglawas ke depan,” ucap Haji TSO. Berbagai pandangan dan tanggapan serta masukan dari anggota dewan yang menyangkut Pendapatan Asli Daerah (PAD), kegiatan pembangunan, dan penanganan problem kemasyarakatan, menunjukkan betapa besarnya perhatian dan tanggungjawab eksekutif dan legislatif meningkatkan kesejahteraan masyarakat Padanglawas ke depan. Secara garis besar, R-APBD 2013 yang telah disahkan menjadi APBD ini terdiri atas Pendapatan Rp556.273.634.101, Belanja Tidak Langsung Rp274. 833.085.610,40, dan Belanja Langsung Rp300.806.159.664,00. Sedang pembiayaan terdiri dari penerimaan Rp52.899.087.230,15 dan pengeluaran Rp33.533.476.056,75. R-APBD 2013 yang ditetapkan menjadi APBD awalnya mengalami defisit 3.48 persen atau Rp19.365.611.173.40. Namun defisit itu dapat diatasi dengan pembiayaan Sisa Anggaran Lebih (SAL), sehingga sisa lebih pembiayaan menjadi nol. Pola Kemitraan Bersama APBD TA 2013 ini merupakan langkah kedua kebangkitan Padanglawas setelah empat bulan dipimpin Haji TSO. Langkah pertamanya adalah perombakan kabinet pemerintahan dengan menempatkan orang-orang yang dinilai cakap dan tepat memimpin SKPD berdasarkan kajian Badan Pertimbangan Jabatan dan Pangkat (Baperjakat). APBD TA 2013 memang benar-benar dirancang untuk menjawab keinginan rakyat yang selama ini mengeluhkan kondisi infrastruktur jalan dan sarana prasarana pertanian. Dana Rp47.746.531.000 dialokasikan membangun 79 ruas jalan di seluruh wilayah Padanglawas. Kemudian Rp7.529.182.000 dialokasikan untuk membangun 14 sarana prasarana vital pertanian di daerah itu. Yakni berupa pembangunan bendungan, saluran irigasi, tali air, dan bronjong. Anggaran khusus pembangunan jalan dan pertanian ini merupakan alokasi yang cukup besar dibanding daerah lain yang dana APBD-nya setara dengan Padanglawas. Bayangkan saja, APBD Padanglawas tahun 2013 hanya Rp556.273.634.101. Tetapi pemerintahan Haji TSO mampu mengalokasikan Rp55.275.713.000 diantaranya khusus untuk pembangunan jalan dan sarana pertanian. Padahal anggaran APBD tersebut sudah termasuk untuk pembayar gaji seluruh pegawai selama setahun, bantuan sosial kemasyarakatan, pendukung program pelayanan pemerintahan, dan untuk membangun sarana prasarana pendidikan, kesehatan, dan yang lainnya. Tahun ini, berkat hubungan baik pemerintahan yang dipimpinan Haji TSO dengan pemerintah atasan, Pemprov Sumatera Utara mengalokasikan dana sebesar Rp39 M untuk membangunan ruas jalan provinsi di Padanglawas. Yakni ruas Simpang Aek Tinga (PTPN IV Sosa) sampai perbatasan Kabupaten Rokan Hulu, Provinsi Riau. Tahun ini juga Jalan Bay Pass atau jalan lingkar luar Sibuhuan dengan panjang sekitar 9 kilometer, akan mengalami pembangunan. Permukaan jalan akan diratakan dengan beschos, dan tidak menggunakan uang APBD. Tetapi dana CSR perusahaanperusahaan yang ada di daerah itu, dan pembangunannya menggunakan sistem pola kemitraan bersama. * Sukri Falah Harahap

TSO Itu Teman Semua Orang RAMAH dan murah senyum. Itulah kesan yang ditangkap semua orang ketika berjumpa dan berbincang dengan H. Ali Sutan Harahap gelar Tongku Sutan Oloan. Kesederhanaan dan kepedulian juga menjadi penyebab kenapa Bupati Padanglawas ini makin dicintai rakyatnya. Haji TSO adalah nama familiarnya semenjak berstatus kontraktor perkebunan hingga kini menjadi orang nomor satu di Pemerintahan Kabupaten Padanglawas. TSO merupakan singkatan dari gelar adat Tongku Sutan Oloan. “TSO itu teman semua orang. Berjiwa sosial tinggi dan siapa saja yang berbicara dengannya pasti akan nyambung. Meski sudah jadi Bupati Padanglawas, sikapnya tidak pernah berubah dan tetap menjadi teman semua orang,” kata Tongku Malim Siregar, warga Sibuhuan. Sementara penggiat kebijakan politik lokal, Jabaluddin Siregar, SH, mengakui kalau Haji TSO itu memang sosok pemimpin dambaan semua masyarakat. Dalam memimpin Padanglawas, suami Hj.Yusra Hasibuan ini selalu menggunakan pola pendekatan sosial kepada rakyatnya. “TSO itu Jokowinya Padanglawas, sederhana, bahasanya mudah dimengerti rakyat, dan cepat bertindak jika ada masalah yang menimpa rakyat,” terang Jabaluddin sembari menyebut sepak terjang pria yang baru beberapa bulan menjadi bupati defenitif itu telah mampu membangkitkan Padanglawas menuju kemajuan. Ketua MPC Pemuda Pancasila Padanglawas, Drs. Abner Aziz Siregar juga membenarkan Haji TSO bergaul dan peduli terhadap permasalahan yang dihadapi semua lapisan masyarakat. Inilah salah satu dasar kenapa PP siap di garda terdepan untuk mendukung dan mengawal program pembangunan yang dicanangkan Bupati Padanglawas. Pengakuan serupa datang dari Mardan Hanafi Hasibuan,

Waspada/Sukri Falah Harahap

WARGA Padanglawas yang menderita tumor di kepala, menerima bantuan dana operasi dari Haji TSO.

penggiat masyarakat Padanglawas. Baru beberapa bulan menjadi bupati defenitif, sudah banyak program yang diluncurkan Haji TSO dan benar-benar menunjukan perubahan, terutama di pedesaan. Banyak desa yang dari dulu tidak pernah dilirik pemerintah, sekrang ini sudah bisa merasakan betapa nikmatnya kue pembangunan itu. Dukungan yang tinggi dari seluruh kalangan masyarakat menjadi bukti keberhasilan pembangunan yang

diluncurkan pemerintahan Haji TSO.

Minta Dilanjutkan Geliat pembangunan yang diluncurkan Pemkab Padanglawas di bawah pimpinan ayah lima anak ini benar-benar terasa menyentuh langsung kepentingan rakyat. Hal ini pulalah yang membuat rakyat memintanya untuk melanjutkan kepemimpinan di periode 2014-2019. Mual Siregar, tokoh masyarakat di wilayah Gading, Kecamatan

Waspada/Sukri Falah Harahap

BUPATI Padanglawas, H. Ali Sutan Harahap (TSO) dan Ketua TP PKK, Ny. Hj.Yusra Ali Sutan diabadikan bersama ibu-ibu Pengajian Wirid Yasin Kecamatan Lubuk Barumun.

Waspada/Sukri Falah Harahap

BUPATI Padanglawas, H. Ali Sutan Harahap menyerahkan bantuan kepada warga yang ditimpa musibah akibat bencana banjir dan longsor di Kecamatan Sosopan.

Barumun Tengah, nmenyebut, masyarakat masih banyak yang menginginkan Haji TSO melanjutkan pembangunan yang masih tertunda, termasuk program pemerintahan. “Haji TSO sudah banyak membangun daerah tertinggal di bidang infrastruktur, jalan jembatan, pertanian, pendidikan dan kesehatan. Semua berhasil memperlancar akses pembangunan di pedesaan. Untuk menuntaskan itu semua, Haji TSO harus lanjutkan periode kepemimpinannya di Padanglawas,” tegasnya. Hal senada diutarakan tokoh pemuda Barumun Selatan, Safran Harahap. Haji TSO harus lanjutkan kepemimpinannya, karena masih banyak pekerjaan rumah yang tertunda. “Masyarakat baru merasakan di Padanglawas ada pemerintahan setelah dipimpin Haji TSO,” ujarnya. Selain itu, ibu-ibu perwiritan di Kecamatan Barumun Tengah, Hutaraja Tinggi, dan Sosa juga meminta Haji TSO melanjutkan kepemimpinannya. “Haji TSO harus lanjut. Kami siap mendukung dan berdoa,” ucap para ibu bersemangat. Menyikapi ini, Haji TSO dalam perbincangan mengatakan dia masih punya tugas berat untuk menyelesaikan visi-misi yang masih belum tuntas. Karena itu Ketua DPD Partai Golkar Padanglawas ini memohon dukungan semua pihak, untuk bersama melanjutkan pembangunan yang belum tuntas. Sementara pada acara perwiritan ibu-ibu di Hutaraja Tinggi, Haji TSO pertamakalinya menyampaikan kalau dirinya berniat melanjutkan kepemimpinan untuk periode 2014-2019. “Jika masyarakat mendukung dan Allah meridhoi, saya akan berupaya melanjutkan kepemimpinan ini hingga periode berikutnya. Karena masih banyak tugas dan program yang belum tuntas, khususnya pembangunan pendidikan, kesehatan, pertanian, jalan jembatan, birokrasi pemerintahan, dan lainnya,” kata Haji TSO. * Sukri Falah Harahap

Waspada/Sukri Falah Harahap

HAJI TSO mencoba alat mesin pertanian (alsintan) jenis Jetor sebelum diserahkan kepada kelompok tani di Padanglawas.


Aceh

C6 SUBULUSSALAM (Waspada): Ujian Nasional (UN) hari pertama bagi 2.700 siswa tingkat SMP dan MTs di Kota Subulussalam, Senin (22/4) berjalan sukses. Kadis Pendidikan Kebudayaan Pemuda dan Olahraga Salmaza mengatakan, 1.360 siswa peserta UN berasal dari 12 SMP, sedangkan dari 10 MTs sebanyak 340 siswa. “Aman dan terkendali, tidak ada persoalan berarti,” kata Salmaza. Hal serupa disampaikan Sekretaris Disdik Budpora, Darusmi. Dikatakan, UN hari pertama khusus Bidang Studi Bahasa Indonesia, sedangkan siswa yang absen belum bisa diakomodir secara pasti. (b28)

BANDA ACEH (Waspada): Kadis Pendidikan Aceh Anas M. Adam mengakui kualitas kertas dan cetakan Lembar Jawaban Ujian Nasional (LJUN) 2013 SMP/MTs/SMPLB lebih bagus dibandingkan dengan LJUN untuk jenjang pendidikan SMA/MA dan SMK. “Saya mendapatkan laporan dari guru dan kepala sekolah di Pidie, Aceh Besar dan Banda Aceh kertas LJUN SMP/MTs jauh lebih bagus dari LJUN SMA/MA/SMK,” ujar Anas M.Adam, Kadisdik Aceh kepada wartawan, Senin (22/ 4) di Banda Aceh. Disela-sela melihat pelaksanaan UN 2013 di SMP Negeri 17 Banda Aceh, Anas menyebutkan berdasarkan informasi guru dan kepala

Kadis Pendidikan Tak Pasang Target

17 Siswa SMP Di Langsa Tak Ikut UN LANGSA (Waspada): Sebanyak 17 siswa dinyatakan tidak ikuti ujian nasional (UN) dan dinyatakan drop-out (DO) dari 3.225 siswa yang mengikuti ujian nasional (UN) TA 2012/2013 untuk tingkat SMP di Kota Langsa, Senin (22/4). Kabid Dikdas Dinas Pendidikan Kota Langsa M Syarif, Senin (22/4) menyatakan, selama pelaksanaan UN berlangsung dari beberapa sekolah yang dikunjungi dan laporan dari pihak sekolah tidak ditemukan permasalahan yang fatal dalam pelaksanaan UN. “Secara umum bisa dikatakan berjalan lancar,” katanya. Menurut Syarif, pada saat UN berlangsung Wakil Wali Kota Marzuki Hamid bersama Kadis Pendidikan Jauhari Amin melakukan sidak ke beberapa sekolah untuk memantau jalannya UN, yakni SMPN 2, SMPN 9, SMPN 1, SMPN 6, SMPN 11 dan SMPN 3. Usai meninjai UN, Marzuki Hamid mengatakan, kelulusan siswa sangat menentukan arah pendidikan Kota Langsa. Semakin tinggi angka kelulusan maka semakin baik pula, demikian sebaliknya. Karenanya, untuk mencapai itu semua butuh kerja keras semua pihak agar pelaksanaaan UN dapat berjalan dgn baik. (m43)

319 Peserta UN SMP/MTs Absen IDI (Waspada): 319 Dari 6.158 peserta absen pada hari pertama pelaksanaan Ujian Nasional (UN) tingkat SMP/MTs di Kabupaten Aceh Timur, Senin (22/4). Kadis Pendidikan Aceh Timur Abdul Munir menyebutkan, sesuai dengan laporan tim monitoring dan kepala sekolah, jumlah ketidakhadiran peserta UN SMP/MTs mencapai 5 persen atau sebanyak 319 peserta. “660 Peserta absen di hari pertama dengan berbagai alasan,” katanya. Ditambahkan, jumlah yang tercatat sebelumnya 4.005 peserta SMP dan 2.153 MTs. Total seluruhnya 6.158 peserta yang tersebar di 83 titik sekolah penyelenggara. “Tapi masih ada tiga sekolah yang belum masuk yakni SMPN 2 Simpang Jernih dan SMPN 1 Lokop,” sebut Abdul Munir. (b24)

Mengganggu LPI Sama Dengan Merusak Syariat LANGSA (Waspada): Lembaga Pendidikan Islam (LPI) adalah piranti atau pilar dalam penegakan syariat Islam secara kaffah di Aceh. Jadi barang siapa yang dengan sangaja atau tidak, melakukan tindakan mengganggu atau merong-rong keberadaan LPI ini, maka tindakan tersebut sama dengan telah merusak syariat itu sendiri Demikian Ketua UmumYayasan Dayah Bustanul Ulum Langsa, AmiruddinYahya, MA dalam sambutannya pada acara Haflah Takhrij atau wisuda lulusan Madrasah Aliyah (MA) Madrasah Ulumul Quran (MUQ) Langsa di kampus setempat kemarin, Minggu (21/4). “Semua Lembaga Pendidikan Islam mulai dari tingkat Madrasah Ibtidaiyah, Tsanawiyah, Aliyah sampai perguruan tinggi atau PTAI, serta LPI swasta lainnya seperti pesantren atau dayah adalah representatif lembaga yang akan melahirkan calon-calon intelektual Islam dan calon ulama Aceh,” katanya.(m43)

PMI Langsa Gelar Ranking 1 Dan Orientasi Guru Pembina PMR LANGSA (Waspada): Forum Remaja Palang Merah Remaja Indonesia (Forpis) PMI Kota Langsa menggelar acara Ranking 1 yang digelar di Markas PMI Kota Langsa Jalan Islamic Centre Kota Langsa Aceh, Minggu Pagi (21/4). Acara itu dikemas ala Palang Merah Remaja (PMR) PMI Kota Langsa diikuti sebanyak seratus lebih ý yang berasal dari sekolah yang memiliki kegiatan ekstrakurikuler di tingkat SMA/MAN dan SMP/MTs se Kota Langsa. Ketua Forpis Kota Langsa M. Guntur Winata mengatakan, acara Ranking 1 bertujuan untuk mempererat persahabatan di antara remaja ý yang tergabung menjadi anggota PMR ýyang berada di sekolah se- Kota Langsa. (m43)

38 Satpam Lulus Seleksi, 24 Gagal PEUDAWA (Waspada): 38 Calon Satuan Pengamanan (Satpam) dinyatakan lulus seleksi yang dilakukan PT Kembang Jaya bekerjasama dengan Polres Aceh Timur, Senin (22/4). Pengumuman ditempel terbuka di depan Aula Serbaguna Polres setempat di Peudawa. Sementara 24 peserta lainnya dinyatakan gugur, karena tidak mencukupi nilai sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan tim seleksi yang dibentuk menyusul penerimaan tenaga Security di PT Medco E&P Malaka di Blok A. Sebelumnya, tim menerima 62 calon peserta Satpam yang dibuka untuk umum. Kapolres AcehTimur AKBP Muhajir, S.Ik.MH kepada Waspada menjelaskan, pengumuman lulus dilakukan menyusul Pantauan Terakhir Dalam Rangka Seleksi Security/Satpam PT Medco E&P Malaka 2013. “Dua dari 38 peserta security 38 yang lulus dinyatakan lulus sebagai Driver (sopir),” katanya. Sementara lima rangking teratas, lanjut Kapolres Aceh Timur yakni Iskandar Rizal Iba, Herianto, Zulkarnaini, Azwir, Bukhari dan Amrizal. (b24)

Fuso VS Colt, 1 Kritis PEUREULAK (Waspada): Lakalantas kembali terjadi di Jalinsum Banda Aceh - Medan persisnya di Desa Blang Bitra, Keca-matan Peureulak Kota, Kab. Aceh Timur, Senin (22/4) sekitar pukul 03:15. Kali ini, Truk Fuso BL 9043 ZA kontra Truk Colt BK 8691 CA. Akibat kecelakaan itu, satu orang mengalami luka serius dan kini terpaksa harus menjalani perawatan serius di Rumah Sakit Umum(RSU)Peureulak.KorbanbernamaMuzakar,42,wargaBireun, Kab. Aceh Jeumpa yang notabenya supir truk fuso. Kapolres Aceh Timur, AKBP Muhajir melalui Kasat Lantas, Iptu Tesyar menjelaskan kepada wartawan menjelaskan, kecela-kaan berawalketikasatuunittrukcoltBK8691yangdikemudikanMurthada dengan muatan buah pepaya melaju dari arah Banda Aceh menuju Medan. Sementara dari arah yang sama juga tiba-tiba meluncur satu unit truk Fuso BL 9043 ZA yang dikemudikan Muzakar. “Setiba di lokasi, sopir truk Fuso yakni Muzakar diduga mengantuk, sehingga spontan menubruk colt yang dikemudikan Murthada dari arah belakang,” kata Teysar.(b24/cri)

Selasa 23 April 2013

Kualitas LJUN SMP Lebih Bagus

UN SMP Subulussalam Sukses

SINGKIL (Waspada) : Sebanyak 2.250 pelajar di Kabupaten Aceh Singkil bertarung mengikuti Ujian Nasional (UN) tingkat SMP sederajat yang dilaksanakan serentak secara nasional, Senin (22/4). Pelaksanaan Ujian Nasional yang tersebar di 11 kecamatan di Kabupaten Aceh Singkil itu diikuti sebanyak 45 sekolah yang terdiri dari SMP, MTsN, SMP terbuka dan delapan PKBM (pusat kegiatan belajar masyarakat) dan dari jumlah tersebut sebanyak 70 peserta dari PKBM akan mengikuti ujian pada sore hari. Kadis Pendidikan Aceh Singkil Yusfit Helmy melalui Kabid Dasar dan Lanjutan Aslinuddin menambahkan, pelaksanaan Ujian Nasional hari pertama berlangsung sukses tanpa ada kendala yang berarti. Yusfit Helmy mengatakan, tidak memasang target untuk kelulusan siswa yang mengikuti Ujian Nasional baik tingkat SMA sederajat maupun SMP sederajat seperti tahun sebelumnya. (cdin)

WASPADA

sekolah yang diterima, kertas LJUN saat dihapus tidak bergeser warnanya serta tidak tembus seperti LJUN SMA/MA/SMK yang lalu. Begitupun, pihaknya tidak menampik bahwa kualitas LJUN tahun 2013 ini lebih rendah dibandingkan LJUN tahun 2012 lalu. “Kalau melihat LJUN 2012, ya memang kualitas tahun ini lebih rendah dibandingkan tahun lalu,” imbuhnya. Secara umum, Anas mengatakan, pelaksanaan UN untuk jenjang pendidikan SMP/MTs/ SMPLB dan Paket B/Wustha tidak ada kendala soal naskah. “Memang ada sekolah kekurangan soal, tapi itu dapat diatasi dengan naskah cadangan dan ada yang dicopy,” ungkapnya. (b06)

Juni Mendatang Unsam Dinegerikan

Waspada/M Ishak

UN SMP: Peserta tampak serius menyelesaikan 50 soal Bahasa Indonesia pada hari pertama Ujian Nasional (UN) SMP/MTs di SMPN 2 Ranto Peureulak, Kabupaten Aceh Timur, Senin (22/4).

Menikah Muda Batal Ikuti UN LHOKSEUMAWE (Waspada): Sebanyak 19 pelajar tingkat SMP di Lhokseumawe tidak mengikuti Ujian Nasional (UN). Salah seorang di antaranya dilaporkan telah menikah sehingga tidak lagi mengikuti ujian akhir hari pertama, Senin (22/4). Kadis Pendidikan dan Olahraga Lhokseumawe melalui Kabid Dikdas, Ibrahim A Rahman mengakui, salah seorang calon peserta UN telah menikah. Menurutnya, dari informasi pihak sekolah seorang pelajar perempuan peserta UN tidak ikut ujian karena alasan menikah. Sedangka peserta lainnya juga absen dengan berbagai alasan. Ibrahim juga menjelaskan, dari SMP di jajaran Disdikpora jumlah pelajar yang tidak hadir

mencapai 15 orang. Sedangkan dari Madrasah Tsanawiyah di jajaran Kemenang sebanyak empat orang. Sementara seorang peserta dari SMPN-5 Lhokseumawe mengalami kecelakaan lalu lintas saat berangkat ke lokasi ujian. Kendati tangannya terkilir, namun dia tetap mengikuti UN hari pertama. Kepala SMPN-5, Dra.Nursidah melalui dewan guru mengakui, korban terpaksa diantar pihak keluarga untuk ikut UN setelah mengalami laka lantas. Ujian Nasional di SMPN-7 Lhokseumawe diikuti tiga sekolah yang berada di sekitar Muara Dua. 15 Peserta berasal dari sekolah terpencil SMPN-14. Sebanyak delapan peserta dari SMP terbuka dan 18 peserta dari Yayasan Sukma Bangsa. Kepala SMPN-7, Samsul Bahri mengatakan, para pelajar SMP terbuka berasal dari keluarga kurang mampu. Mereka belajar mandiri dengan berpedo-

man dari modul yang dibagikan pihak sekolah. Tiga Siswa SMP UN Di Kantor Polisi Tiga siswa SMP terpaksa harus mengikuti ujian nasional (UN) di Mapolsek Lhoksukon, Aceh Utara karena terlibat kasus pengeroyokan. Ketiga pelajar tersebut yaitu I dari MTsS Petoe, FA dari SMP Negeri 1 Matangkuli dan TMYdari MTsS Raudhatul Jannah Punteut, Kecamatan Blang Mangat, Lhokseumawe. Untuk mengikuti UN, ketiga pelajar itu ditempatkan dalam satu ruangan hanya diberi jarak 1,2meter.Merekajugadijagaketat oleh para pengawas dan petugas polisi dari Mapolsek setempat. Salah seorang pengawas, Kamaruddin kepada wartawan mengatakan, dirinya datang ke Mapolsek setempat untuk mengantar soal dan LJK untuk tiga pelajar tersebut. Setelah semua LJK itu diisi maka dikembalikan ke sekolah. (b15/b18/b19)

Izinkan Siswa Bawa HP

Kepala MAN Lhokseumawe Dituding Lakukan Kecurangan Kemenag Lhokseumawe: Tidak Berdasar LHOKSEUMAWE (Waspada): Kepala Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Lhokseumawe Wildani dituding telah melakukan kecurangan dalam pelaksaan Ujian Nasional (UN) tingkat SMA sederajat dengan mengizinkan siswanya membawa Handphone dalam ruang ujian. Hal itu diungkapkan Sekretaris Koalisi Barisan Guru Bersatu (Kobar-GB) Lhokseumawe Muhammad, Senin (22/4) terkait siswa dan siswi MAN Lhokseumawe dianjurkan untuk menggunakan HP pada saat ujian berlangsung dalam kelas. Bahkan para pengawas UN setempat juga mendapat intervensi dari pihak sekolah, sambungnya, dengan adanya tekanan bila ada yang melarang siswa menggunakan handphone ke ruang ujian, akan dilaporkan ke kepala sekolah. Kemudian kepala sekolah akan melaporkannya kembali kepada Kepala Kantor Departemen Agama ( Kandepag ) Lhokseumawe tanpa menyebutkan tentang sanksi yang akan dikenakan. “Informasi yang kita temukan, izin membawa hp dalam

ruang ujian itu merupakan intruksi dari kepala sekolah,” ujarnya. Muhammad menjelaskan, kemungkinan besar imbauan boleh membawa handphone tersebut bertujuan untuk mempermudah pembagian kunci jawaban melalui short message service (SMS). Sehingga pemandangan yang terjadi saat UN berlangsung adalah aktifitas murid yang sibuk menerima kunci jawaban dan pengawasan tidak mengawas ketat atau pura – pura tak tahu. Kepala MAN Lhokseumawe, Wildani membantah tudingan tersebut dan merasa tidak pernah sama sekali mengeluarkan intruksi yang bisa menyebabkan terjadi kecurangan dalam UN. Kalau memang ada murid yang membawa handphone maka sudah pasti akan ada pengawas ujian yang menegur dan lagi pula di sekolah MAN juga ada pengawas independen pada saat ujian sedang berlangsung. “Saya tidak pernah mengimbau para murid untuk mem-

bawa HP. Itu semua fitnah dari orang yang iri untuk mencemarkan nama baik saya,” ujar Wildani. Namun Wildani mengaku pihaknya sempat menerima laporan keluhan dari pengawas UN pada hari ketiga ujian, tepatnya dalam mata pelajaran Matematika. Ketika itu, pengawas melaporkan tentang adanya siswa yang mencoret soal sebelum waktunya dimulai atau ketika sedang berdoa. Akan tetapi, persoalan itu tidak berlanjut lantaran pengawas tidak memiliki bukti temuan tentang adanya kecurangan UN di MAN Lhokseumawe. Sementara itu, Kepala Bagian Madrasah (Mapenda ) Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Lhokseumawe, Ruslan juga membantah tudingan Kobar – GB yang dinilainya tidak berdasar. Ruslan menegaskan dirinya tidak pernah melakukan kerjasama dengan Kepala MAN Lhokseumawe untuk melakukan kecuranganUNsepertiyangdituduhkan. “Tidak mungkin kami seperti itu,” ujar Ruslan. (b16)

Heik Tarayu Han Cit Jitem Jak PULUHAN siswa kelas III SMP/MTs di wilayah Unit Pelaksana Teknis Dinas Pembinaan Kependidikan (UPTD-PK) Tanah Jambo Aye, Aceh Utara, absen pada hari pertama Ujian Nasional (UN) tingkat SMP, Senin (22/4) pagi. Sebabnya beragam. Sebagian, terutama yang siswi, keburu kawin. Separo lainnya mengaku memilih pendidikan dayah dan sebagian lagi putus sekolah karena macam alasan termasuk alasan ekonomi. “Heik Tarayu-rayu Han Cit Jitem Jak (Capek kita rayu-rayu gak juga mereka mau datang),” keluh Jamaluddin,Wakil Kepala SMPN2 Tanah Jambo Aye, kepada Waspada, kemarin. Jamaluddin merincikan, total siswa yang tidak ikut UN di SMPN2 Tanah Jambo Aye, lima orang. Mereka rata-rata sudah berhenti sekolah sejak enam bulan lalu.

“Kita tidak tinggal diam. Menjelang UN, pihak sekolah menghubungi mereka agar mau ikut UN.Sebagian ada juga yang kita sambangi langsung ke rumahnya. Tapi, mereka tetap tak mau hadir,” ulangnya. Kepala UPTD-PK Tanah Jambo Aye, Muhammad, secara terpisah menjelaskan, total peserta UN tingkat SMP di wilayah UPTD Tanah Jambo Aye, 1.246 siswa. Mereka berasal dari 16 sekolah yang tersebar di Kec. Tanah Jambo Aye dan Kec. Langkahan. Sebanyak 32 peserta tidak hadir dan dua diantaranya dilaporkan sudah keburu kawin. “Secara umum, UN hari pertama di wilayah kita berjalan aman dan lancar. Semua berjalan sesuai rencana dan tidak ada kendala berarti,” pungkas Muhammad. Di Bireuen Sedikitnya 85 pelajar peserta

UN tingkat SMP di Kabupaten Bireuen dilaporkan tidak hadir pada hari pertama ujian, Senin (22/4). Namun, para pelajar yang absen ini diberi kesempatan mengikuti ujian susulan pada 29 April mendatang. Demikian disampaikan Kadis Pendidikan dan Kebu-dayaan Kabupaten Bireuen melalui Ketua Pelaksanaan UN Drs T Syukri, MPd didampingi Kasi Pembelajaran SMP, M. Nasir, S.Pd mengatakan, jumlah pelajar yang tidak hadir itu ada yang dikarenakan sakit, izin, dan sebagian lainnya tidak ada pemberitahuan ke sekolah. “Jumlah peserta UN semua di Bireuen 7.136 peserta yang terdiri dari pelajar SMP dan MTs,” ucapnya seraya menyebutkan, dari jumlah tersebut 85 di antaranya tidak dapat mengikuti ujian pada hari pertama kemarin.(b19/b17/b12)

BANDA ACEH (Waspada): Wakil Ketua MPR/RI Ahmad Farhan Hamid mengatakan, proses penegerian Universitas Samudera (Unsam) Langsa sudah di meja sekretaris kabinet. “Keputusan Presiden (Keppres) tentang penegerian Unsam sudah diparaf oleh empat menteri, yaitu Menko Kesra, Mendikbud, MenPAN dan Mendagri, dan mudahan Juni mendatang Unsam sudah negeri,” terang Farhan kepada wartawan, Senin (22/4) di Banda Aceh. Ada dua perguruan tinggi swasta (PTS) yang prioritas telah disetujui oleh pemerintah pusat untuk dinegerikan yaitu Universitas Teuku Umar (UTU) Meulaboh dan Universitas Samudra Langsa. Pada tahun 2013 dipastikan dua perguruan tinggi ini sudah mendapat kucuran dana dari

APBN sesuai Peraturan Presiden (Perpres) penegerian. Saat ini sedang penyelesaian administrasi secara teknis. “Semua persyaratan telah terpenuhi, tinggal hal-hal teknis saja, seperti UTU hanya tinggal penyelesaian masalah lahan,” terang senator DPD asal Aceh ini. Sejarah Unsam didirikan pada 1970 dan usulan penegerian dilakukan sejak 2005. Usaha itu akhirnya dapat diwujudkan pada 2012, berkat bantuan dan dukungan semua pihak, pemerintah kabupten/kota, maupun provinsi dan pusat. Senator DPD asal Aceh Ahmad Farhan Hamid kembali mendaftarkan diri sebagai calon anggota DPD periode 2014-2019 di Kantor KIP Aceh, Senin (22/4). (cb01)

Dari 129, Hanya 19 Siswa Ikut UN Susulan LHOKSUKON (Waspada): Peserta Ujian Nasional (UN) tingkat SMA sederajat di Aceh Utara berjumlah 7.123 siswa. Dari jumlah itu, 129 tidak hadir, dan hanya 19 siswa yang mengikuti ujian susulan di empat titik, Senin (22/4). Ketua Panitia UN Disdikpora Aceh Utara, Azhari kepada Waspada¸menyebutkan, dari jumlah 129 peserrta hanya 19 peserta yang mengikuti ujian susulan, selebihnya memang tidak ada keterangan apa-apa. Dan, untuk memudahkan, pihaknya melakukan UN susulan di empat titik dalam Kabupaten Aceh Utara. Untuk wilayah barat sebanyak enam peserta mengikuti ujian di SMAN 1 Dewantara, wilayah tengah satu terdapat sembilan peserta di

SMAN 1 Syamtalira Bayu, wilayah tengah dua terdapat tiga siswa di SMKN 1 Lhoksukon, dan wilayah timur hanya satu peserta di SMAN 1 Seunuddon. UN SMP Sederajat Sementara peserta UN tingkat SMP sederajat tahun ini mencapai 9.537 peserta dari 148 sekolah.Diantaranya,6.853pesertadari79SMPNegeri, 724 peserta dari 22 SMP swasta, dan 12 peserta dari SMP Terbuka. Kemudian 1.016 peserta dari MTs Negeri, dan 932 peserta dari 36 MTs swasta. Sekretaris UN Aceh Utara Zulkarnain saat dihubungi siang hari mengaku belum ada data terkait jumlah peserta ujian tidak hadir di hari pertama. (cmk)

118 Siswa SMP Terancam Gagal UN LHOKSEUMAWE (Waspada): Sebanyak 118 pelajar SMP dan MTs absen tidak mengikuti ujian nasional (UN) di hari pertama, Senin (22/ 4) pagi. Jika 118 siswa tersebut tetap tidak mengikuti UN susulan pada 22 April sampai 2 Mei, maka dianggap gagal UN pada tahun 2013. Hal tersebut disampaikan Razali, Kadis Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Aceh Utara. “Dari 118 siswa yang tidak hadir pada UN hari pertama dominan disebabkan sakit dan ada juga yang belum diketahui pasti. Begitupun kita terus mencari tahu mengapa mereka bisa absen, yang pasti tidak ada diantara mereka yang absen UN akibat menikah atau putus sekolah akibat kemiskinan,” katanya. Jumlah peserta UN untuk siswa SMP dan

MTs di Kabupaten Aceh Utara pada tahun 2013 mencapai 7.588. Azhari juga mengatakan, pihaknya telah memastikan tidak ada soal UN yang tertukar dengan soal dari daerah atau kabupaten/kota lain, dan tidak ada soal UN yang rusak, begitupun di Aceh Utara sempat terjadi kekurangan 20 soal dan LJK untuk pelajaran Bahasa Indonesia. Hal ini terjadi di SMP Kecamatan Sawang. “Solusinya, setiap ruang diberikan bonus 1 soal dan 1 LJK. Untuk menutupi kekurangan soal dan LJK kita mengambil dari 14 ruang ujian yang ada di Sawang. Kemudian ada dua soal lebih karena ada dua peserta UN yang tidak berhadir di sekolah itu. (b18)

UN SMP Di Pidie, 18 Siswa Absen SIGLI (Waspada): Sebanyak 18 dari total 6.759 siswa peserta Ujian Nasional (UN) tingkat SMP dan sederajat di Kabupaten Pidie absen pada hari pertama pelaksanaan UN, Senin (22/ 4) pagi. Tidak hadirnya siswa itu disebakan sakit dan dirawat di Banda Aceh. Kadis Pendidikan Pidie Bukhari Taher mengungkapkan ke-18 siswa peserta UN itu tidak mengikuti UN karena sakit keras. Meskipun begitu, ujar Bukhari, secara menyeluruh pelaksanaan UN hari pertama tingkat SMP dan sederajat di seluruh Kabupaten Pidie berlangsung aman dan lancar. “Pelaksanaan UN seluruh Pidie aman dan lancar. Hanya saja 18 siwa perta UN pada hari pertama ini tidak bisa hadir karena kondisi sakit. Mereka akan mengikuti ujian susulan,” ungkap Bukhari. Menurut Bukhari, pelaksanaan UN SMP

dan sederajat pada hari pertama tidak ada kendala apapun, termasuk kertas naskah soal cukup dan begitu juga dengan persoalan teknik lain tidak ada laporan yang menjadi kendala. Bupati Pidie Sarjani Abdullah, mengatakan, dirinya berharap semua siswa peserta UN dapat lulus dengan nilai yang baik. “Saya berharap anak-anak bisa lulus semua dengan nilai yang baik dan untuk sementara juga belum ada yang kita temukan atau mendengar laporan tentang adanya kendala, sampai sekarang pelaksanaan UN di Pidie lancar dan aman, ujar Sarjani Abdullah. Secara terpisah, beberapa siswa SMP Negeri 2 Sigli mengaku meski telah mempersiapkan diri sejak jauh-jauh hari dan terus belajar, namun mereka mengaku tegang dan takut menghadapi UN. (b10)

Siswa SMP, SMA Di Trienggadeng Terbanyak Tak Ikut UN MEUREUDU (Waspada): Di Pidie Jaya sebanyak 27 dari 2.409 orang siswa dan siswi tingkat SMP sederajat juga tidak mengikuti pelaksanaan Ujian Nasional (UN) yang digelar serentak di 33 sekolah yang tersebar di delapan kecamatan. Sebahagian besar siswa-siswi yang tidak mengikuti UN merupakan asal SMP dan MtsN di kecamatan Tringgadeng. Kepala Dinas Pendidikan Pidie Jaya Drs Ridwan M Ali, MPd melalui Ketua Panitia UN Syakban,SPd, Senin (22/4) mengaku belum mengetahui alasan absennya ke 27 siswa.”Kami baru menerima laporan jumlah saja untuk alasannya belum jelas karena kepala sekolah yang bersangkutan juga tidak tahu,”kata Syakban kepada Waspada. Menurut Syakban, selain siswa-siswi tingkat SMP sederajat, jumlah siswa-siswi tingkat SMA sederajat di Kecamatan Trienggadeng juga terbanyak tidak mengikuti UN yang telah berakhir Sabtu kemarin. “Kalau untuk SMA sederajat ada 12 orang yang tidak mengikuti UN. Beberapa di antarannya karena sudah menikah,”kata

Syakban. Adapun untuk tingkat SMP sederajat, MTsN Tringgadeng merupakan sekolah yang siswasiswinya paling banyak tidak mengikuti UN dengan jumlah 5 dari total peserta UN sebanyak 189 siswi. Selanjutnya disusul, SMP 2 Trienggadeng dengan siswa yang tidak ikut sebanyak 4 orang dari total 70 peserta. Sementara untuk tingkat SMA, siswa terbanyak yang tak mengikuti UN berasal dari SMA 1 Trienggadeng dengan jumlah 3 orang dari 169 siswa siswi yang harusnya mengikuti UN di sekolah itu. Kepada Waspada Wakil bupati Pidie Jaya, Yusuf menyampaikan rasa prihatin atas banyaknya anak usia sekolah di kecamatan Trienggadeng yang tidak mengikuti UN. Data diperoleh dari Dinas Pendidikan Pidie Jaya, tahun 2013 jumlah siswa yang megikuti UN di Kabupaten Pidie Jaya mulai jenjang SD sederajat hingga SMA sederajat serta paket C dan B mencapai 7.663 siswi. Untuk tingkat SMP sederajat mencapai 2.409 siswi sedang tingkat SMA sederajat mencapai 1.917 siswi. (cb06)

75 Peserta UN SMP/MTs Mangkir KUALASIMPANG ( Waspada): Sebanyak 75 orang dari 4.451 peserta Ujian Nasional (UN) tingkat SMP/MTs tidak mengikuti UN pada hari pertama di kabupaten Aceh Ta-miang, Senin (22/4). Kadis Pendikan Aceh Tamiang Izwardi melalui Ketua Rayon UN SMP/MTs Kabupaten Aceh Tamiang, Kamaruddin, Senin ( 22/4) merincikan dari jumlah 4.451 peserta UN untuk tingkat SMP/MTs dengan total 72 sekolah, rinciannya SMP negeri, swasta 54 sekolah dan MTSN/Swasta 18 sekolah di Aceh Tamiang, ternyata yang hadir 4.376 peserta, sedangkan 75 peserta masih mangkir tidak mengikuti UN di Aceh Tamiang.

Menurut Kamaruddin, dari 75 orang yang tidak hadir itu, hanya ada dua peserta yang tidak hadir karena sedang sakit yaitu seorang di MTs swasta Sunting, Kecamatan Bandar Pusaka dan seorang lagi di SMPN 4 Seru-way, Kecamatan Seruway. Sedangkan peserta lain yang tidak hadir tanpa ada keterangan. Kepala SMPN 3 Bendahara, Parjus Adami, Ka.SMPN 2 Bendahara, Hadi, Kepala SMPN 1 Kota Kualasimpang, Ka. SMPN 1 Karang Baru, M Yasin ketika dikonfirmasi menyatakan pelaksanaan UN di sekolah mereka berlangsung aman dan lancar, tidak ada terjadi kekurangan soal dan LJK. (b23)


Aceh

WASPADA Selasa 23 April 2013

Hasanuddin B : Golkar Agara Target 15 Kursi

Parlementaria DPR Kota Banda Aceh Dewan Dukung Pemko Wujudkan Banda Aceh Kota Madani Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Kota Banda Aceh mendukung sepenuhnya visi dan misi Pemerintah Kota (Pemko) Banda Aceh untuk mewujudkan Banda Aceh sebagai kota madani. “Kami semua yang duduk di lembaga dewan ini mendukung sepenuhnya visi dan misi wali kota dan wakil wali kota Banda Aceh untuk mewujudkan kota Banda Aceh sebagai model kota madani,” ungkap Ketua DPRK Banda Aceh Yudi Kurnia dalam pidatonya pada sidang paripurna istimewa memperingati HUT ke-808 Banda Aceh di gedung dewan setempat, Senin (22/4). Menurutnya, Kota Banda Aceh hari ini telah berubah, dengan dilakukannya berbagai pembangunan fisik material dalam berbagai sektor. Ini terlihat nyata dengan semakin lengkap dan tertatanya sarana dan prasarana umum dan berbagai fasilitas publik lainnya. Selain itu, keteraturan dan keindahan penataan kota juga semakin dipacu, dengan semakin rutinnya dilakukan penertiban oleh Satpol PP beserta aparat terkait lainnya. Karenanya, kita mengharapkan pada akhirnya nanti akan tumbuh kesadaran dan partisipasi masyarakat untuk berperan aktif menjaga dan memelihara kota ini menjadi kota yang madani. Kata dia, untuk mewujudkan kota madani adalah sebuah terobosan yang sangat mulia. Namun, untuk menuju kepada kemuliaan tersebut tentunya tidaklah mudah. Berbagai cobaan dan ujian akan datang silih berganti. Kenyataan yang kita cermati tentang situasi dan kondisi Kota Banda Aceh saat ini, salah satu yang sangat menyayat hati dan menggemparkan kota ini adalah peristiwa beberapa waklu lalu, yang menimpa bocah perempuan berusia sembilan tahun bernama Diana yang diperkosa dan dibunuh pamannya sendiri. Peristiwa ini telah menyulut dan membakar emosi warga kota, yang geram terhadap perbuatan keji dan terkutuk itu. Begitu juga dengan beragam kasus maksiat dan pelanggaran syariat lainnya, yang tak putus-putus menimpa Kota Banda Aceh. “Saya pikir, ini semua sebuah ujian dan cobaan bagi kita semua untuk lebih kuat lagi memperteguh niat dan tekad dalam mewujudkan kota ini benar-benar menjadi kota yang madani, seraya kita sikapi ujian dan cobaan ini penuh dengan kesabaran, sambil bekerja dan memohon petunjuk dan ridha Allah SWT,” papar politisi dari Partai Demokrat ini. Sementara Wali Kota Banda Aceh Mawardy Nurdin dalam sambutannya pada HUT Kota Banda Aceh menegaskan, Syariat Islam menjadi prioritas dan fokus utama pembangunan Pemko Banda Aceh ke depan. “Penerapan Syariat Islam harus menjadi komitmen bersama dan secara terus menerus kita lakukan evaluasi untuk penyempurnaan action plan penerapan Syariat Islam dalam berbagai aspek kehidupan seluruh warga kota Banda Aceh,” ujar Mawardy.

Bacaleg PNA Aceh Besar Berkonvoi JANTHO (Waspada): Bakal calon legislatif (Bacaleg) dari Partai Nasional Aceh (PNA) untuk DPRK Aceh Besar, Senin (22/ 4) mendaftar ke Kantor Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Besar di Kota Jantho. Dari Kantor Dewan PimpinanWilayah (DPW) PNA di Lambaro, Bacaleg dari partai yang dibentuk mantan Gubernur Aceh Irwandi Yusuf berkonvoi menggunakan kendaraan roda empat. Di Kantor KIP Aceh Besar di Kota Jantho, 35 Bacaleg PNA yang didampimgi Pengurus DPW PNA Aceh Besar diterima langsung Ketua Pokja Pencalonan Muhammad Junaidi. Penyerahan berkas pencalonan dilakukan Ketua DPW PNA Aceh Besar Jailani Muhammad dan Wakil Sekretaris I M Nasri, disaksikan sejumlah pengurus DPW PNA Aceh Besar lainnya. Jailani Muhammad kepada wartawan mengatakan, untuk menyukseskan Pemilu 2014 nanti, DPW PNA Aceh Besar mendaftarkan 35 bacaleg untuk lima Daerah Pemilihan (DP) sesuai kuota. “Dari jumlah tersebut, keterwakilan perempuan sebanyak 13 orang,” ujarnya.(b05)

Pendaftaran Bakal Caleg Ricuh NAGAN RAYA (Waspada): Hari terakhir penerimaan pendaftaran di Kantor KIP Nagan Raya Kota Jeuram, sejumlah partai politik memadati kantor itu. Hasil amatan wartawan, Senin (22/ 4) petugas kantor KIP sempat kewalahan karena banyaknya pendaftar. Bahkan, di tengah pendaftaran sejumlah partai, suasana sempat berubah ricuh. Kericuhan diduga karena rasa tidak senang salah seorang kader Partai Aceh (PA) yang mengeluarkan protes. Persoalan memanas karana ditanggapi Ketua DPRK Nagan Raya Samsuardi yang juga dari PA. Dugaan sementara, pemicu dikarenakan salah seorang kader PA Ruslem tidak diikutkan dalam bakal calon legislatif. Hal itu membuat sejumlah kader lain merasa tidak nyaman, bahkan muncul dugaan sarat kepentingan sehingga Ruslem yang juga kader PA tidak diikutkan. Khawatir persoalan yang disaksikan sejumlah anggota atau kader dari partai lain berlanjut, pihak keamanan mengawasi jalannya pendaftaran. (cda)

15 Parpol Daftarkan Bacaleg Di Aceh Tengah TAKENGEN (Waspada): Sejak mulai dibukanya pendaftaran bakal calon legislatif (Bacaleg) pada 9 April lalu hingga hari terakhir 22 April, seluruh partai politik telah mendaftarkan calonnya di KPU Aceh Tengah. “Sudah 11 parpol yang mendaftarkan Bacalegnya secara resmi. Sementara, dari info yang kami terima 4 parpol lain sedang dalam perjalanan menuju KIP Aceh Tengah. Jadi kemungkinan besar hari ini seluruh parpol akan mendaftar,” jelas Ketua KIP Aceh Tengah, Hamidah, melalui anggotanya Ivan Astavan, Senin (22/4) di ruang kerjanya. Menurut Ivan, adapun 11 parpol yang sebelumnya telah mendaftar ke KIP hingga Senin (22/4); PKS, Golkar, Hanura, Demokrat, PKPI, PDI-P, Partai Aceh (PA), PKB, Nasdem, PPP dan PAN. Sementara 4 partai lain yang akan segera mendaftar yakni; PBB, PNA, PDA dan Gerindra. (cb09/b32)

Ratusan Bacaleg Sesaki Kantor KIP Singkil SINGKIL (Waspada) : Hari terakhir masa pendaftaran ratusan bakal calon legislatif (bacaleg) dari 15 partai nasional dan lokal menyesaki kantor KIP Aceh Singkil. Pantauan di Kantor KIP Aceh Singkil Senin (22/4) suasana kantor KIP terlihat ramai dengan hadirnya ratusan peserta yang ikut bertarung pada pemilu legislatif yang dilaksanakan pada 9 April 2014 mendatang . Ketua KIP Aceh Singkil Abdul Muhri mengatakan, untuk mempercepat proses registrasi pendaftaran bacaleg pihaknya membagi dua kelompok meja pendaftaran. Empat partai belum menyerahkan berkas administarsi walaupun sudah melakukan registrasi pendaftaran, di antaranya Partai Nasdem, PKB, PPP dan Partai Damai Aceh. Selain didominasi wajah- wajah baru pemain lama juga masih terlihat sebagai peserta di antaranya Safril Harahap, anggota DPRK Aceh Singkil dari Partai Hanura, Fahrizal Berutu, mantan Ketua DPRK dan Wartono, anggota DPRK dari Partai Gerinda. (cdin)

C7

Waspada/Zainuddin

JELANG waktu akhir ditutupnya pendaftaran bakal caleg, Senin (22/4), sejumlah wanita membentangkan bendera partai di kantor KIP Aceh Utara. Mereka ikut serta mendaftar sebagai bakal caleg guna memenuhi 30 persen kuota perempuan dalam pemilu mendatang

4 Parpol Di Aceh Utara Tak Penuhi Kuota 100 Persen LHOKSEUMAWE (Waspada): Sampai batas akhir penerimaan calon legislatif (caleg) di Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Utara, tiga partai nasional dan satu partai lokal tidak memenuhi kuota kursi yang diperebutkan. Mereka mendaftarkan calegnya masih di bawah 45 kursi yang tersedia untuk DPRK Aceh Utara.

Ketua Pokja Pencalonan KIP Aceh Utara, Ayi Jufridar, Senin (22/4) mengatakan, sampai pukul 16:00 seluruh partai telah mendaftarkan bakal calegnya di KIP. Namun empat partai di antaranya tidak mendaftar sampai 100 persen dari kuota yang ditetapkan. Yaitu, Partai Bulan Bintang (PBB), Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Partai Keadilan dan Pesatuan Indonesia (PKPI), serta Partai Damai Aceh

(PDA). Salah satu diantaranya, PDA merupakan partai lokal yang ikut bertarung bersama tiga Parlok lainya. Pada hari terakhir pendaftaran dilakukan Partai Aceh (PA), Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) dan PDA. Sedangkan sehari sebelumnya, Partai Hati Nurani Rakyat (Hanura) juga mendaftarkan calegnya untuk enam daerah pemilihan (Dapil). (b15)

Pendaftaran Di Aceh Tamiang Carut Marut KUALASIMPANG ( Waspada ): Konsideran ( Peraturan) untuk pendaftaran bakal calon angota legislatif ( Bacaleg) untuk menggikuti Pemilu Legislatif 2014 masih carut-marut di Aceh. Pasalnya, partai politik nasional ( Parnas) dan partai politik lokal ( parlok) di Aceh Tamiang menggunakan peraturan ganda yaitu UU Nomor 8 Tahun 2012 Tentang Pemilu dan Qanun Nomor 3 tahun 2008 tentang Pemiluyang ketika Qanun ini dibuat mengacu pada UU Nomor 10 Tahun 2008. Pantauan Waspada di KIP Aceh Tamiang,Senin (22/4), ada pun partai nasional yang mendaftarkan bacalegnya untuk DPRK Aceh Tamiang yaitu PPP yang mendaftarkan bacalegnya sebanyak 31 orang atau lebih dari 100 persen yang ditetapkan UU Nomor 8 tahun 2012. Ketua DPC PPP Ismail ketika ditanya Waspada menyatakan partai yang dipimpinya itu mendaftarkan bacalegnya kepada KIP Aceh Tamiang tetap berpedoman pada Qanun Nomor 3 Tahun 2008 yaitu boleh mendaftarkan caleg sebanyak 120 persen dari jumlah kursi yang tersedia di DPRK Kabupaten yaitu 30 kursi. “ Kami daftarkan 31 orang bacaleg untuk DPRK Aceh Tamiang, khusus di Dapil I Aceh Tamiang yang menyediakan 11 kursi,kami daftarkan 12 orang bacaleg, sehingga total bacaleg untuk Dapil I,II,III AcehTamiang sebanyak 31 Bacaleg dari DPC PPP AcehTamiang,“ rinci Ismail. Menurut Ismail, sebenarnya kalau menurut UU Nomor 8 Tahun 2012, untuk Bacaleg DPRK Aceh Tamiang harus diisi 11 Bacaleg, namun karena ada Qanun Nomor 3 tahun 2008,maka DPC PPP Aceh Tamiang mendaftarkan sebanyak 12 orang bacaleg untuk Dapil I Aceh Tamiang menghadapi Pemilu Legislatif 2014. Alasan Ismail, Qanun Nomor 3 Tahun 2008 sampai saat ini masih berlaku, buktinya pa-

da Pemilu Legislatif 2014 juga ada persyaratan Bacaleg yang beragama Islam harus ikut tes baca Alquran, sedangkan pada UU Nomor 8 tahun 2012 tidak ada testing baca Alquran bagi bacaleg yang beragama Islam. “ Makannya kami masih berpedoman pada Qanun Nomor 3 tahun 2008,” begitu Ketua DPC PPP Kab.Aceh Tamiang itu memberikan argumentasinya. Selain DPC PPP yang mendaftarkan bacalegnya melebihi 100 persen, ternyata Dewan Pimpinan Wilayah ( DPW) Partai Aceh ( PA) Kabupaten Aceh Tamiang juga mendaftarkan bacalegnya 36 orang atau mencapai 120 persen berpedoman pada Qanun Nomor 3 tahun 2008. Sedangkan DPD Partai Gerindra Kab.Aceh Tamiang juga Senin (22/4) mendaftarkan bacalegnya sebanyak 30 orang bacaleg, DPK PKPI Kab.Aceh Tamiang mendaftarkan 20 orang bacaleg,DPD Partai Nasdem daftarkan 30 orang bacaleg, DPC Partai Hanura mendaftarkan 28 bacalegnya,DPD II Partai Golkar Kab.Aceh Tamiang mendaftarkan 30 orang bacalegnya ,Ketua DPC PKB Kab.Aceh Tamiang, Kamal Ruzamal mendaftarkan 18 orang bacalegnya, Ketua DPW Partai Nasional Aceh ( PNA) Aceh Tamiang, Murthala mendaftarkan 20 orang bacalegnya,DPD PBB mendaftarkan 21 orang bacalegnya, DPW Partai Damai Aceh (PDA) daftarkan 30 bacalegnya.

Ketua KIP Kab.Aceh Tamiang, Izuddin yang turut didampingi Komisioner KIP Aceh Tamiang, Ferry Irwan Nasution dan Ketua Pokja Pendaftaran Bacaleg Pemilu 2014, M.Syaffan ketika dikonfirmasi Waspada, menyatakan semua Parpol Peserta Pileg 2014 sebanyak 15 Parpol sudah mendaftarkan bacalegnya ke KIP Kab.Aceh Tamiang. Menyinggung tentang adanya Parpol yang mendaftarkan bacalegnya melebihi dari 100 persen sesuai dengan ketentuan UU Nomor 8 tahun 2012 dan masih ada Parpol yang memakai Qanun Nomor 3 tahun 2008, Izuddin menejelaskan pihaknya untuk sementara tetap menerima berkas caleg yang diajukan oleh parpol untuk diverifikasi oleh KIP Aceh Tamiang, sedangkan keputusannya nanti tentang parpol yang mendaftarkan bacalegnya melebihi 100 persen itu tentu saja pihak KIP Aceh Tamiang akan berkonsultasi dengan KIP Provinsi Aceh dan KPU Pusat. “ Kalau nanti acuannya tetap pakai UU Nomor 8 tahun 2012 dan Peraturan KPU Nomor 13Tahun 2013,maka Parpol yang mendaftarkan calegnya le-bih itu tentu saja jumlahnya akan dikurangi ,itupun nanti jika ada perintah dari KIP Prov Aceh dan KPU Pusat,untuksementarakamitetap menerima berkas pendaftaran yang diajukan oleh Parlok dan Parnas,” tegas Izuddin. (b23)

PKB Aceh Selatan Targetkan 9 Kursi TAPAKTUAN (Waspada) : Sekretaris Dewan Pimpinan Cabang Partai Kebangkitan Bangsa Kabupaten Aceh Selatan Budi Sanjaya menargetkan dapat meraih 9 kursi pada pemilu legislative April 2014 mendatang. “Caleg PKB yang diturunkan kali ini merupakan kader terbaik, hasil seleksi ada 29 caleg yang kita terjunkan, Rakyat tidak akan kecewa bila memilih PKB,” ungkap Budi Sanjaya. 29 Caleg PKB Aceh Selatan akan didaftarkan Ke KIP Aceh Selatan Senin (22/4) bersamaan dengan pendaftaran Caleg di tingkat DPR RI oleh DPP PKB di KPU Pusat dan caleg DPRA oleh DPW PKB Aceh di KIP Aceh. (b30/b08)

3 Mantan Bupati Jadi Caleg PKB Aceh BANDA ACEH (Waspada): Tiga mantan bupati di Aceh memperkuat PKB Aceh dalam Pemilu April 2014 mendatang. Ketiganya adalah, Husin Yusuf, Rusli Muhammad dan Mustafa A Gelanggang. Selain itu PKB juga diper-kuat mantan GAM dan aktifis GAM di masa lalu, seperti Muhammad Wali Alkhalidi atau Walet Tanoh Mirah dan Faisal Ridha. “Para mantan bupati dan petinggi GAM siap memperkuat barisan PKB, mereka kita calonkan sebagai caleg pusat (DPR RI),” kata Ketua Dewan Tanfidz DPW PKB Aceh, Irmawan saat mendaftarkan 85 calon anggota DPRA di kantor KIP Aceh, Senin (22/4). 85 Berkas Caleg DPRA yang diserahkan PKB di antaranya 54 orang laki-laki dan 31 caleg perempuan. Kantor KIP Aceh Dipenuhi Massa Partai Hari terakhir masa pendaf-

taran calon legislatif (Caleg), Senin (22/4) yang dibuka hingga pukul 16:00, kantor KIP Aceh dipadati massa simpatisan dari berbagai partai yang hendak mendaftarkan calegnya. Pada hari terakhir masa pendaftaran, sejumlah partai besar berbondong-bondong datang ke kantor KIP Aceh bersama sejumlah simpatisan dengan membawa berkas caleg. Partai yang telah mendaftar di antaranya Golkar, Gerindra, PBB, Partai Aceh. Kemudian Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Hanura, Partai Demokrat, Partai Amanat Nasional, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan, PKPI, Partai NasDem, Partai Kebangkitan Bangsa dan dua parpol lokal yakni Partai Nasional Aceh dan Partai Damai Aceh. Pada pendaftaran caleg dari Partai Aceh Adnan Beuransah mengatakan, Partai Aceh menargetkan perolehan 85 persen kursi di DPR Aceh pada pemilu

2014 mendatang. Sedangkan Partai Golkar menargetkan perolehan 15 kursi di DPR Aceh pada pemilu 2014 mendatang. “Partai Golkar mendaftarkan caleg 120 persen atau 93 orang caleg, partai Golkar juga tidak memiliki kendala dalam memenuhi kuota perempuan,” terang Ketua Golkar wilayah Aceh Sulaiman Abda. Ketua Partai Bulan Bintang (PBB) Aceh Erly Hasyim mengatakan, Partai Bulan Bintang (PBB) mendaftarkan 81 caleg ke KIP Aceh dan PBB menggunakan porsi 100 persen caleg sebagaimana di atur dalam undang-undang pemilu. Sementara di luar Kantor KIP Aceh, sebanyak 400 aparat keamanan yang terdiri dari satuan Gegana, Brimobda, dan polisi dalmas disertai satu unit mobil baracuda, water canon, dikerahkan untuk menjaga keamanan di Kantor KIP selama berlangsungnya masa pendaftaran terakhir. (b08/cb01)

KUTACANE (Waspada) : Pada batas akhir pendaftaran caleg, Senin (22/4), 15 partai politik nasional dan lokal resmi menyampaikan berkas sebagai peserta pemilu, ke kantor KIP Agara. Dedi Mulyadi, Ketua KIP Agara mengatakan, yang pertama menyampaikan berkas adalah PKS, disusul Hanura, Demokrat dan Gerindra dan PDA. Jelang batas waktu berakhirnya masa pendaftaran partai, Senin (22/4), yang pertama muncul di Kantor KIP Agara, adalah iring-iringan rombongan partai Golkar yang langsung dipimpin Ketua DPD II Golkar Agara Hasanuddin B diterima Ketua KIP Agara Dedi Mulyadi. Hasanuddin B tentang kuota perempuan 30 persen yang diamanatkan terdaftar dalam urutan caleg mengatakan, caleg partai Golkar yang diusung justru melebihi kuota yang disyaratkan yakni 40 persen. Golkar Agara sangat bersyukur, salah satu kader dari Agara Salim Fakhri, juga lolos seleksi dalam urutan 4 sebagai calon anggota DPR RI. Dikatakan, dalam ajang pemilu legislatif 2014 ini, target Golkar Agara tidak terlalu muluk, yakni 15 kursi, dari 30 kursi yang tersedia di DPRK Agara, akan diupayakan diraih Golkar dengan mengedepankan strategi mengusung kader

terbaik Partai Golkar.

Canang Alas Iringi Pendaftaran Caleg PAN Agara Canang Alas dan pakaian adat beberapa etnis mengiringi pendaftaran calon legislatif PAN Aceh Tenggara ke kantor KIP setempat, Senin (22/4). Kedatangan puluhan caleg dan penyerahan berkas di hari penutupan tersebut, disambut Ketua KIP Agara Dedi Mulyadi Selian. Selain diiringi canang Alas dan diantar dengan betor serta mengusung puluhan bendera PAN, caleg untuk DPRK Agara juga mengenakan pakaian adat Alas, Gayo, Batak, Singkil dan etnis lainnya di bumi sepakat segenep. Ketua DPD PAN Agara, Buhari Selian mengatakan, cara unik yang dilakukan PAN saat mendaftarkan caleg ke kantor KIP tersebut, selain untuk melestarikan adat istiadat, juga sebagai bentuk kecintaan kader dan caleg PAN terhadap pluralisme di masyarakat Agara. Ketua KIP Agara Dedi MUlyadimengatakan, selain PAN, partai yang telah mendaftarkan caleg ke KIP yakni, Partai Golkar, Gerindra, Partai Aceh, PBB,Nasdem,PPP,PDIPerjuangan,PartaiDemokrat, PKPI, PKS dan beberapa partai lain. (b25/b26)

Waspada/Mahadi Pinem

ROMBONGAN Partai Golkar Agara dipimpin ketua partainya Hasanuddin B mendaftarkan Partai Golkar di kantor KIP Agara, Senin (22/4).

9 Parpol Daftarkan Caleg Ke KPU Aceh Timur PEUREULAK (Waspada): Menjelang batas akhir pendaftaran, Senin (22/4), Komisi Independen Pemilihan (KPU) Aceh Timur menerima 9 partai politik yang mendaftarkan calon legislatifnya untuk Pemilu 2014 mendatang. Ketua KPU Aceh Timur Iskandar A Gani mengatakan, pihaknya sedikit kewalahan ketika parpol mendaftar pada hari akhir ini, terlebih dengan waktu yang singkat. Adapun parpol yang mendaftar pada hari terakhir sejak pagi hingga siang yakni DPC Hanura, PKB, Nasdem, Golkar, PKPI, Gerindra, PDA, PA dan PNA. “Karena mendaftarkan di akhir waktu, maka dalam pemeriksaan berkas caleg dari parpol itu tidak bisa dilakukan pada hari itu juga dan bila ada yang belum lengkap maka nantinya akan kita surati partai yang bersangkutan,” ujarnya. Dari semua parpol yang telah mendaftar, ada berkas yang tidak memenuhi kuota 100 persen yaitu partai PKPI. Bahkan ada parpol yang menyerahkan berkas pendaftaran calegnya memenuhi kuota 120 persen sesuai Qanun No.3 tahun 2008 yaitu DPC Partai Nasdem Aceh Timur. KPU Kota Langsa pada hari terakhir pendaftaran menerima 8 parpol yang mendaftarkan calegnya. Ketua KPU Kota Langsa Agusni AH membenarkan kedelapan partai politik itu, DPC PPP, DPC Nasdem, Demokrat, PKPI, PKB, Partai Aceh, PNA dan PDA. “Untuk Kota Langsa semuanya memenuhi kuota yang telah ditentukan dan semua parpol peserta pemilu 2014 mendaftarkan calegnya serta juga memenuhi keterwakilan perempuan,” tutur Agusni. PartaiDemokratmendatangikantorKPUguna mendaftarakanbacalegnya.Saatmendaf-tarPartai Demokrat melakukan konvoi saat mendaftarkan bacalegnya ke KIP Langsa, dipimpin Ketua DPC Partai Demokrat Langsa, Syahyuzar AKA. Dari 25 bacaleg yang terdaftar di KIP, sembilan di antaranya bacaleg wanita dan 16 bacaleg lelaki. Sementara dua pejabat Aceh Timur dan Kota Langsa, masuk dalam bursa bacaleg partai ini. Di antaranya mantan Asisten Keistimewaan

Aceh, Pembangunan Ekonomi pada Sekretariat Daerah Kota Langsa, M Basyir dan mantan Kadis Koperindakop dan UKM Aceh Timur Abdullah Usman. Partai NasDem Daftarkan 47 Bacaleg Pengurus Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Nasional Demokrat (NasDem) Aceh Timur mendaftar bakal calon legislatif (Bacaleg) di Kantor Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Timur di Peureulak, Senin (22/4). Ketua DPC Partai NasDem, Nyak Musa Husen mengatakan, penyerahan berkas Bacaleg untuk DPRK Aceh Timur periode 2014-2019 menyusul berakhirnya masa pendaftaran kemarin—dan pihaknya juga telah melengkapi berbagai berkas bacalegnya sebanyak 47 orang dari lima daerah pemilihan (Dapil). Nyak Musa menambahkan, pihaknya periode mendatang yang menjadi periode pertama Partai NasDem berkecimpung dalam dunia politik menargetkan 1 fraksi di DPRK Aceh Timur. “Kita target 1 fraksi di DPRK,” kata Nyak Musa. PA Target 99 Persen Kantor Komisi Independen Pemilihan (KIP) Kabupaten Aceh Timur dikepung massa Partai Aceh (PA) yang berdatangan dengan berkonvoi menggunakan puluhan kendaraan bermotor, Senin (22/4). Kedatangan massa dan simpatisan PA itu menyusul pengurus DPW PA mendaftarkan 48 Bacaleg ke KIP. Ketua DPW-PA Aceh Timur Syahrul menjelaskan, pihaknya dalam Pileg 2014 mendaftarkan 48 Bacaleg atau sekitar 120 persen. “Ini kita lakukan sesuai dengan bunyi Qanun Aceh Nomor 3 tahun 2008, tentang Pemilu dan dalam Pileg 2014 mendatang kita yakini akan mendapat kepercayaan 99 persen di hati rakyat untuk DPRK Aceh Timur,” katanya. Syahrul merincikan, Dapil I terdiri dari 3 perempuan 5 laki-laki, Dapil II terdiri dari 3 perempuan dan 7 laki-laki, Dapil III terdiri dari 3 perempuan dan 7 laki-laki, Dapil IV terdiri dari 4 wanita 8 laki-laki dan DapilV mengusung 7 laki –laki dan 3 perempuan. “5 dari 48 Bacaleg yang kita daftarkan merupakan incumbent,” sebutnya. (cri/m43/b24)

450 Bacaleg Terdaftar Di Aceh Selatan TAPAKTUAN (Waspada): Hingga Senin (22/ 4) sore, batas akhir penerimaan pendaftaran bakal calon legislatif (Bacaleg), 15 Parpol telah terdaftar di Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Selatan. Dari 15 Parpol ini, jumlah Bacalegnya memenuhi kuota sebanyak 30 orang, termasuk kuota perempuan. Dengan demikian, jumlah Bacaleg yang didaftar mencapai 450 orang. Pendaftaran terakhir dilakukan DPK (Dewan Pimpinan Kabupaten) PKPI. Komisioner KIP Aceh Selatan, Jasmiadi

Jakfar menyebutkan, ke-15 parpol tersebut telah diregistrasi dan tidak ada pengembalian berkas. “Soal kepastian jumlah Bacaleg yang ril belum dapat dirincikan, namun sejauh ini berdasarkan lampiran jumlah Bacalegnya telah sesuai persyaratan dan memenuhi kuota sebagaimana diharapkan. Ke-15 Parpol tersebut 12 di antaranya merupakan Parnas dan tiga lainnya Parlok. Meliputi Partai Hanura, PKS, Gerinda, NasDem, Golkar, PDI-P, PBB, PKPI, PKB, Demokrat, PAN, PNA, PDA, dan PA. (b30)

Semua Parpol Telah Daftar Ke KIP Banda Aceh BANDA ACEH (Waspada): Hingga hari terakhir, Senin (22/4), pendaftaran bakal calon legislatif (bacaleg), semua partai politik (Parpol) nasional maupun partai lokal (Parlok) telah mendaftarkan diri ke KIP Kota Banda Aceh. “Partai Nasdem dan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) adalah parpol yang terakhir mendaftarkan bacalegnya ke KIP Banda Aceh pada sore hari, Senin (22/4),” ujar Ketua KIP Kota Banda Aceh Aidil di sela-sela pelantikan PAW anggota DPRK Banda Aceh dari Partai Daulat Atjeh (PDA). Menurut Aidil, jumlah bacaleg yang didaftarkan parpol nasional dan parlok umumnya ratarata semuanya 100 persen, kecuali Partai Nasional Aceh (PNA) yang mengajukan 120 persen. “Jadi, kita tunggu bagaimana yang pasti aturannya, ya kalau ada yang mendaftarkan 120 persen caleg kita akan konsultasikan dengan KIP Aceh,” tambah Aidil. Menyinggung dengan kuota perempuan,

kata Aidil, keterwakilan perempuan itu minimal harus ada 30 persen. Dan semua parpol yang telah mendaftar ke KIP Banda Aceh semuanya sudah cukup. Dan kalau ternyata tidak cukup tidak akan menerima berkas bacaleg tersebut. Begitu juga, sebut Aidil, walaupun kuota perempuan cukup, namun kalau tidak pas penempatan posisinya juga berkas parpol yang bersangkutan juga kita tidak terima. Artinya, berkas tersebut dikembalikan lagi dan parpol tersebut harus memperbaiki kembali. Kecuali itu, menyangkut dengan test membaca Alquran, menurut Aidil, pihaknya merencanakan duduk bermusyawarah terlebih dahulu dengan parpol peserta pemilu, yang dijadwalkan pada, Sabtu (27/4). Sedangkan jadwal pasti untuk test membaca Alquran sudah ditentukan pada 30 April hingga 3 Mei 2013, yang tempatnya akan dikoordinasikan kemudian. (b02)


Aceh

C8

WASPADA Selasa 23 April 2013

Proyek Rp800 Juta Didesak Dilanjutkan IDI (Waspada): Proyek Pembangunan jembatan Punti Payung, Kecamatan Ranto Peureulak, Kabupaten Aceh Timur dengan menggunakan Otsus Pemkab Aceh Timur tahun 2012 didesak segera dilanjutkan. Hal itu dinilai penting mengingat keberadaan jembatan darurat sangat membahayakan pengguna jalan, khususnya pelajar. Sesuai di papan proyek, dana pembangunan jembatan tersebut Rp861.425.000 dengan pelaksana CV RI yang dimulai 6 Juli 2012. Amatan Waspada, pengguna jalan

Waspada/M.Ishak

Bakar Ikan, Resmikan PikirReview LHOKSEUMAWE (Waspada): Sejumlah dosen dan mahasiswa yang terlibat dalam Sekolah Menulis dan Kajian Media (SMKM) Lhokseumawe menggelar perhelatan bakar ikan bandeng pada acara peresmian media online PikirReview.com. “Media ini kami hadirkan untuk menjawab tantangan global, menyikapi derasnya perubahan sosial dan perkembangan Iptek,” ucap Safwan Amin, Pimpinan Redaksi PikirReview.com di Lhokseumawe, Senin (22/4). Dia menjelaskan, media online (cybermedia) ini lahir dari gagasan, diskusi dan kreasi kaum muda untuk memberi nuansa dan warna tersendiri bagi pengembangan dan pemajuan industri media selaras dengan kaidah-kaidah yang berlaku dalam dunia jurnalistik. (b14)

Enam Parpol Daftar Bacaleg BIREUEN (Waspada): Sedikitnya enam partai politik (Parpol) peserta pemilu 2014 mendaftarkan bakal calon legislatif (bacaleg) ke KIP Kabupaten Bireuen, Senin (22/4). Bahkan, para caleg dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) baru mendatangi KIP Bireuen sekira pukul 15:40, beberapa menit sebelum penutupan pendaftaran. Sementara, lima parpol lainnya yang mendaftar sebelumnya yakni Partai Aceh (PA), Partai Bulan Bintang (PBB), Partai Nasdem, Partai Hanura, dan Partai Gerindra. Ketua KIP Bireuen, Mukhtaruddin menyebutkan, dengan didaftarkannya bacaleg dari enam parpol pada hari terakhir berarti semua parpol di Bireuen telah mendaftar. “Termasuk tiga partai politik lokal,” ucap Mukhtaruddin didampingi Kasubbag Umum, Mursal Ridha. Terkait dengan terpenuhinya kuota perempuan, Mukhtaruddin menjelaskan, itu belum dapat disampaikan karena belum dilaksanakan verifikasi administrasi bakal calon legislatif dimaksud. (b17)

Wali Kota Beri Sinyal Depak Kasatpol PP BANDA ACEH (Waspada): Kasus Kasatpol PP dan WH Banda Aceh yang diduga melepas AF diduga melakukan mesum dengan seorang mahasiswi, menjadi pembicaraan hangat dan juga kecaman datang dari berbagai pihak, terutama berkembang luas dijejaring sosial. Kasus mesum mantan ajudan wali kota yang santer dibicarakan, itu membuat Wali Kota Banda Aceh Mawardi Nurdin angkat bicara dalam forum istimewa DPRK Banda Aceh, pada

peringatan HUT Kota Banda Aceh ke-808 di gedung DPRK Banda Aceh, Senin (22/4). Wali Kota Banda Aceh dalam pidato di hadapan muspida plus, para mantan wali kota dan mantan Sekda Kota Banda Aceh beserta para Kepala SKPK memberi sinyal akan segera mencopot Kasatpol PP dan WH Banda Aceh. Dikatakan wali kota, kejadian Kasatpol PP danWH Banda Aceh melepaskan AF menjadi pelajaran penting bagi kita dalam pelaksanaan Syariat Islam. “Preseden ini akan kami evaluasi secara mendalam,” ungkap Mawardy. Menurutnya, Pemko Banda Aceh tetap berkomitmen men-

jalankan dengan segala konsekuensinya, meski duri-duri menusuk, bahkan dari dalam. Dan kami tidak pernah memberikan restu di setiap kronologi kejadian itu. Ketua Komisi D DPRK Banda Aceh Subhan M Isa, Senin (22/4), mengaku akan membahas kasus ini dengan mitra kerjanya dengan komisi A dan dalam waktu dekat, ini akan memanggil Kasatpol PP dan WH Banda Aceh untuk dilakukan crosschek. “Kalau terbukti Kasatpol PP danWH itu melepaskan AF yang diduga melakukan mesum, maka kami minta wali kota segera mencopotnya,” ujar Subhan. (b02)

SABANG (Waspada): Wali Kota Sabang Zulkifli H Adam menyampaikan laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Keuangan tahun anggaran 2013 pada rapat paripurna masa sidang I DPRK Sabang, Senin (22/4). Rapat paripurna dewan dihadiri Wakil Wali Kota Sabang, Nazaruddin, unsur Muspida, dan seluruh pimpinan SKPD. Wali Kota Sabang secara lengkap menyampaikan laporan keterangan Pertanggung Jawban (LKPJ) di hadapan dewan menyangkut dengan realisasi anggaran tahun 2012 dan sebagai tolok ukur kinerja masing-masing SKPK.(b31)

PKK Pidie Menopang Pemerintah

Waspada/Muhammad Riza

BUPATI Pidie Sarjani Abdullah melantik pengurus tim PKK Pidie yang diketuai Rohana Razali Sarjani Abdullah di Oproom Setdakab, setempat, Senin (22/4).

Penerbangan Di Bandara SIM Banda Aceh Tiba (flight, asal, waktu)

Garuda Indonesia

GA 142 Jakarta/Medan GA 146 Jakarta/Medan

Lion Air

JT 304 Jakarta JT 306 Jakarta/Medan JT 396 Jakarta/Medan

Sriwijaya Air

SJ 010 Jakarta/Medan

Air Asia

QZ 8023 Medan AK 1305 Kuala Lumpur *

Fire Fly

FY 3401 Penang* * Setiap Senin, Rabu, Jumat dan Minggu.

Berangkat (flight, tujuan, waktu)

10:40 16:00

GA 143 Medan/Jakarta GA 147 Medan/Jakarta

11:20 16:45

11:35 15:55 21:30

JT 397 Medan/Jakarta JT 307 Jakarta JT 305 Medan/Jakarta

06:00 12:15 16:35

13:10

SJ 011 Medan/Jakarta

13:40

12:00 11:00

QZ 8022 Medan AK 1306 Kuala Lumpur*

12:25 11:30

14:00

FY 3400 Penang*

14:20

pembangunannya di tahun 2013 ini,” kata Abdullah, salah seorang warga. Pengakuan warga setempat, pembangunan jembatan tersebut tahap pertama hanya sebatas tapak pangkal dan akan dilanjutkan ditahun 2013 dan 2014 dengan sumber dana yang sama. Kadis Pekerjaan Umum (PU) Aceh Timur Mahyuddin yang dihubungi Waspada secara terpisah belum berhasil, bahkan beberapa kali dihubungi melalui nomor handphone yang selama ini digunakan untuk keperluan dinas juga tidak aktif. (b24)

PELAJAR melintasi jembatan darurat Punti Payung, Kecamatan Ranto Peureulak, Kab. Aceh Timur, Senin (22/4). Pasalnya, pembangunan jembatan tahap pertama baru sebatas tapak bagian pangkal.

Puji Kejati, Mahasiswa Demo Malam Hari BANDA ACEH (Waspada): Penetapan mantan Rektor Unsyiah, Darni Daud sebagai tersangka dalam kasus korupsi beasiswa mendapat pujian dari Aliansi Mahasiswa Unsyiah. Mereka memberi apresiasi kepada Kejaksaan Tinggi Aceh dalam orasi, di Darussalam, Banda Aceh, Minggu (21/4) malam. Dalam aksinya, mahasiswa membakar ban bekas serta membawa sejumlah spanduk yang memberi pujian mengapresiasi Kejati Aceh. Aksi yang sempat menyedot perhatian pengguna jalan ini diikuti puluhan mahasiswa dari berbagai fakultas di Unsyiah. Koordinator Aksi, Rangga Alan Nuari, mengatakan, penetapan tersangka untuk kasus korupsi Unsyiah bukanlah akhir dari perjuangan melawan para koruptor di Unsyiah. “Ini langkah awal untuk mengungkap kasus-kasus yang lain di Unsyiah,” papar dia. Disebutkan, sebelum Kejati menetapkan tersangka dalam kasus tersebut, sejumlah mahasiswa sudah terlebih dahulu mendirikan posko untuk mendesak Kejati agar segera menetapkan tersangka dalam kasus ini. Rangga menjelaskan, selama posko didirikan, pihaknya banyak menampung aspriasi dari mahasiswa Unsyiah mengenai kampus. “Kami yakin korupsi Unsyiah tidak hanya berhenti di kasus jalur pengembangan beasiswa semata,” papar dia. Kata dia, pihaknya menyadari Unsyiah

sedang berada di status darurat korupsi yang akut. Karena itu mereka juga mendesak Kejati Aceh untuk menetapkan tersangka lainnya. “Kami juga mendesak agar Kejati Aceh untuk melakukan penyelidikan terhadap aliran-aliran dana Unsyiah yang lain. Sebab, lanjut dia, dana yang masuk ke Unsyiah mencapai ratusan miliar setiap tahunnya yang disinyalir terindikasi mengalami tindak pidana korupsi. Mereka juga meminta agar Kajati menetapkan tersangka lainnya selain tiga tersangka yang telah divonis terlebih dahulu. Sementara mantan Rektor Unsyiah, Darni M Daud dalam rilisnya, Senin (22/4) menyebutkan, ada keanehan dalam kasus dirinya. Bahkan penetapan dirinya sebagai tersangka bukan hal mengejutkan. “Sejak dari awal dalam proses pemeriksaan dan bukti-bukti yang saya tunjukkan, dan proses penyelidikan saya sudah tahu, saya memang dibidik untuk segera dapat ditetapkan sebagai tersangka,” tuturnya. Lalu, Darni menilai, penetapan yang terkesan terburu-buru ini, terkait dengan proses hukum status dirinya sebagai Rektor Unsyiah yang saat ini sedang berlangsung di PT TUN Jakarta. “Saya tidak takut atas penetapan ini, jikapun ini beranjak hingga ke pengadilan, maka saya akan beberkan bukti-bukti yang saya miliki,” ujarnya. (b07)

52 Peserta Calon KIP Aceh Timur Ikuti Ujian Tulis

Wali Kota Sabang Laporkan Pertanggungjawaban Keuangan

SIGLI (Waspada): Bupati Pidie Sarjani Abdullah mengharapkan keberadaan tim penggerak PKK sebagai organisasi perempuan terbesar di Indonesia dapat menopang pemerintah dalam penyelenggaraan pembangunan. Pernyataan itu disampai Bupati Pidie saat melantik pengurus tim penggerak PKK Pidie di Oproom Setdakab setempat, Senin (22/4). “Saya juga berharap pengurus PKK Kabupaten Pidie yang baru dilantik dapat melanjutkan dan menjadi motor penggerak terhadap peran dan fungsi organisasi, baik yang telah maupun dan yang belum dilaksanakan oleh pengurus sebelumnya. Hal ini sangat penting, mengingat keberadaan PKK sebagai organisasi dapat menopang pemerintah dalam penyelenggaraan pembangunan,” ungkap Sarjani Abdullah. (b10)

tampak ekstra hati-hati melintasi jembatan darurat yang hanya bisa dilintasi roda dua, sementara roda tiga terlihat sulit melintasi. Sementara roda empat sama sekali tidak bisa dilintasi. Pengakuan warga, keberadaan jembatan darurat disana sangat membahayakan pengguna jalan. Meskipun demikian, warga dari berbagai profesi termasuk pelajar khususnya keluar ke Desa Seumali terpaksa memaksakan memanfaatkan, karena tidak memiliki pilihan lain. “Kami harap, jembatan yang sedang dibangun ini segera dilanjutkan

Waspada/Zamzamy Surya

GUBERNUR Aceh Zaini Abdullah ketika melantik HT Sama Indra-Kamarsyah, sebagai Bupati/ Wakil Bupati Aceh Selatan, periode 2013-2018 di gedung dewan setempat di Tapaktuan, Senin (22/4)

Bupati-Wabup Aceh Selatan Dilantik

Bangun Aceh Selatan Dari Kemiskinan TAPAKTUAN (Waspada) : Gubernur Aceh Zaini Abdullah, Senin (22/4) melantik dan mengambil sumpah HT Sama Indra dan Kamarsyah sebagai Bupati danWakil Bupati Aceh Selatan, periode 2013-2018. Pelantikan berlangsung meriah dalam sidang paripurna istimewa DPRK Aceh Selatan dipimpin ketua dewan setempat Safiron. Dihadiri sejumlah pejabat provinsi dan kabupaten serta ribuan warga yang membanjiri gedung DPRK di Jalan Syech Abdurrauf, Tapaktuan. Dalam sambutannya Zaini Abdullah meminta HT Sama Indra dan Kamarsyah, tampil sebagai pemimpin yang amanah, bijaksana menjalankan tugas dan kewajiban dalam kurun waktu lima tahun ke depan.

Dengan pelantikan ini, maka semua perdebatan yang terjadi selama Pilkada, berakhir sudah. Kini saatnya masyarakat Aceh Selatan kembali bersatu padu demi mendukung dan mengawal keseluruhan proses pembangunan di negeri pala itu. “Saya mengharapkan saudara mampu memperbaiki dan membangun komunikasi harmonis dengan semua pihak dan menyatukan semangat dan kebersamaan demi melaksanakan amanah rakyat,” katanya. Dalam kesempatan itu gubernur mengingatkan banyak tugas berat yang menanti, terutama dalam membangun Aceh Selatan keluar dari jurang kemiskinan dan kesenjangan sosial. Apalagi Aceh Selatan meru-

pakan kabupaten induk yang telah melahirkan dua kabupaten dan satu kota, di mana kabupaten dan kota tersebut terus berlomba dengan kabupaten induk dalam rangka meningkatkankan taraf hidup rakyatnya. Karenanya T Sama Indra diminta dapat mempertahankan kejayaan Aceh Selatan sebagai pusat pertumbuhan ekonomi Aceh di kawasan pantai barat – selatan, dengan cara membenahi perekonomian yang terpuruk selama ini. Saat ini pertumbuhan ekonomi Aceh Selatan masih di bawah rata-rata pertumbuhan ekonomi Aceh yakni 4,3 persen per-tahun. Ini jelas belum memuaskan, sebab potensi yang dimiliki wilayah ini cukup besar. (b30)

Lamban Kinerja Parpol Serahkan DCS Ke KIP Aceh Singkil SINGKIL(Wasapada): Penyerahan DCS hingga hari terakhir, Senin (22/4) pukul 15:45 belum tuntas, sebagian Parpol baru registrasi. Informasi yang dihimpun Waspada, Senin (22/4) di Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Singkil, Selok Aceh, Singkil menyebutkan, Parpol yang menyerahkan Daftar Calon Sementara (DCSY legislatif 2014 pertama, Sabtu (20/4) lalu adalah Partai Daulat Aceh (PDA) Meski sebagai Partai politik (Parpol) yang mendaftarkan DCSnya pertama, namun Parpol lokal Aceh itu hanya mengisi

bakal calon legislatifnya dari dua daerah pemilihan (Dapil). Dapil 1 dengan wilayah Kecamatan Singkil, Singkil Utara, Pulau Banyak, Kuala Baru dan Pulau Banyak Barat. Kemudian Dapil 2 wilayah Kecamatan Gunung Meriah. Pendaftar selanjutnya kemudian disusul Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Bulan Bintang (PBB). Senin (22/4) Parpol yang menyerahkan DCSnya meliputi Golkar, Gerindra, PDIP, PKPI, Hanura, Partai Aceh (PA), Nasdem dan PAN Divisi Teknik KIP Aceh Singkil H Syahrial kepada wartawan

mengatakan, hingga Senin (22/ 4) siang jumlah Parpol yang menyerahkan DCSnya baru tujuh namun Parpol yang datang ke KIP untuk menyerahkan berkas mereka terus bertambah. Parpol lain yang udah registrasi namun belum menyerahkan berkas PPP dan PNA. Keterwakilan perempuan dalam DCS belum diketahui jelas karena hingga berita ini dikirim penyerahan belum selesai namun sejumlah pengurus parpol besar, Golkar, Gerindra dan Hanura menyebutkankan penuhi kuota 30 persen. (b27)

IDI (Waspada): Sebanyak 52 peserta calon Komisi Independen Pemilihan (KIP) AcehTimur mengikuti ujian tulis yang dilaksanakan panitia seleksi di kampus YAPIRA Idi Rayeuk, Senin (22/4). Ketua tim panitia seleksi calon KIP Aceh Timur Akly Zikrullah, SAg. MH kepada wartawan mengatakan, keseluruhan calon yang mendaftar dan telah lulus seleksi administrasi berjumlah 54 orang. Namun, pada saat dilaksanakan ujian tulis dua peserta tidak hadir yaitu Zulidar, SH dan Muhammad Munzir. Dijelaskan, adapun materi ujian tulis yang disajikan meliputi Tes Pengetahuan Akademik (TPA) dan peraturan pemilu termasuk juga Qanun No. 7 tahun 2007, Qanun nomor 8 tahun 2012, Undang-undang Pemerintahan Aceh serta agama, total keseluruhan soal ujian tulis yaitu

100 soal. “Hasil ujian tulis akan kita umumkan pada 6 Mei 2013 mendatang yang ditempelkan di papan pengumuman sekretariat Pansel kantor DPRK Aceh Timur,” sebut Akly sembari mengatakan, kemudian diberikan waktu penerimaan tanggapan masyarakat untuk menanggapi calon anggota KIP mulai 7-15 Mei 2013. Disampaikan, pada 16-22 Mei 2013 akan dilaksanakan uji wawancara dengan calon anggota KIP dan hasilnya untuk mencari 15 orang yang lulus nantinya diserahkan kepada Komisi A DPRK Aceh Timur untuk uji kelayakan dan kepatutan oleh Komisi A dengan jadwal telah ditentukan mulai 23-27 Mei 2013 mendatang.(cri)

Massa PA Kepung KIP Lhokseumawe LHOKSEUMAWE (Waspada): Ratusan massa dari Partai Aceh (PA) mendatangi kantor Komisi Independen Pemilihan (KIP) Lhokseumawe di detik-detik akhir pendaftaran, Senin (22/4). Sementara tiga partai lain yang mendaftar saat bersamaan kalah meriah dari PA. Massa PA sebelum melakukan pendaftaran sekitar pukul 15:30, mereka melakukan konvoi di jalan-jalan protokol di Kota Lhokseumawe, bahkan sampai ke jalan Medan - Banda Aceh di Aceh Utara. Mereka menggunakan mobil pribadi, mobil pick up, sepeda motor dan becak. Bahkan, beberapa mobil menggantungkan bendera Aceh. Dalam jumpa pers, Ketua KPA Wilayah Pase Tgk Zulkarnain bin Hamzah menuturkan, pihaknya bertekad meraih kursi lebih banyak dari pemilu legislatif tahun lalu. Bahkan dia tidak melihat partai manapun sebagai saingan berat, termasuk PNA yang notabene pengurusnya dari PA sebelumnya. Sementara Partai Nasional Demokrat (Nasdem) saat bersamaan juga mendaftarkan calonnya secara sederhana. Kemudian, di saat-saat akhir, setelah diberi toleransi waktu lima menit oleh KIP, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) baru mendaftarkan bakal calon legislatif (Bacaleg). Ketua KIP Lhokseumawe Ridwan Hadi mengatakan, sampai hari akhir telah 14 parpol su-

dah mendaftar, dengan jumlah diperkirakan 375 calon. Khusus Aceh, katanya, saat verifikasi Bacaleg harus mampu membaca Alquran, yang akan dilaksanakan di Masjid Islamic Center Lhokseumawe. Bila tidak mampu, terpaksa digugurkan, dan diganti dengan lainnya. Garda Nasdem Protes DPD Sebelum dilakukan pendaftaran, Garda Nasional Demokrat (Nasdem) sebagai sayap kemenangan partai melakukan protes terhadap Dewan Pimpinan Daerah (DPD) karena tidak memasukkan bakal calon legislatif (Bacaleg) dari mereka. Ketua Garda Nasdem Lhokseumawe Anas menyebutkan, tidak menerima keputusan DPD yang telah memangkas dua Bacaleg usungan mereka di Daerah Pilihan (Dapil) Banda Sakti. Secara keseluruhan Garda Nasdem mendaftarkan delapan bakal calon, kemudian saat diplenokan oleh DPW Aceh, dan hasil keputusan DPP Jakarta menetapkan dua nama. Saat berkas tersebut tiba di DPD Lhokseumawe, dua nama ini hilang dari bursa Bacaleg Nasdem. Sementara jawaban Sekretaris Nasdem Eva, pihaknya tetap tidak mendaftarkan dua calon dari Garda Nasdem, karena ini hasil keputusan DPD Lhokseumawe. (cmk)

Partai NasDem Ajukan Caleg Potensial Untuk DPRA BANDA ACEH (Waspada): Partai Nasdem memajukan sejumlah nama caleg potensial mendapatkan kursi DPRA pada pemilu legislatif 2014 tahun depan. Sekretaris Partai Nasional Demokrat Aceh, Ramadana Lubis menjelaskan sejum-lah caleg DPRA Partai NasDem yang potensial meraih kursi yakni Dapil 1 (Adiwarni, Wiratmadinata, Musa Bintang, Jamal MYunus), Dapil 2 (Ahmadi Syahbuddin, Marzuki Mahmud, Hamdani Hamid), Dapil 3 (Syaifuddin, Baharni A Rani,

Dedy Iskandar), Dapil 4 (Ramadhana Lbs, Bazaruddin, Nurdin Ali), Dapil 5 (Muttaqin, Mahlizar Arbas, Abdul Munir), Dapil 6 (Auzir Fahlevi, Mulyadi Ismail, Fatimah), Dapil 7 (Zulfikar Lidan, Saiful Anwar, Muslim), Dapil 8 (Zulkanedi, Burhanuddin), Dapil 9 (Yunardi Natsir, Said Marwan Saleh, Burhanuddin Sampe), Dapil 10 (Mutia Anzib, Djasmi Has, Henri Faisal). Partai Nasdem Aceh mendaftarkan caleg untuk kursi DPRA di KIP Aceh. (b01)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.