Harga Eceran Rp2.500,-
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) KAMIS, Pon, 18 Juli 2013/9 Ramadhan 1434 H
Waspada/Ismanto Ismail
KAPOLSEK Medan Baru Kompol Nasrun Pasaribu, SIK, SH (kanan) sedang menginterogasi Syamsul Bahri Siregar selaku narapidana Lapas Klas I Tanjung Gusta Medan.
No: 24288 Tahun Ke-67
Terbit 24 Halaman
THE REDS DI JAKARTA
Pasar Panyabungan Terbakar, Kerugian Rp1,1 M
Napi Ditangkap Dalam Keadaan Berpuasa MEDAN (Waspada): Tim Khusus (Timsus) Reskrim Polsek Medan Baru menangkap seorang narapidana yang lari pasca kerusuhan Lapas Klas I Tanjung Gusta di Jl. HM Joni/Pasar Medan, Rabu (17/7) malam. Informasi Waspada peroleh di lapangan, penangkapan itu dilakukan ketika tim yang sedang melakukan patroli di Jl. S. Parman mendapat informasi tentang seorang pria berjalan kaki diduga narapidana yang kabur pasca kerusuhan Lapas Klas I Tanjung Gusta Medan. Selanjutnya, petugas menindaklanjuti informasi itu dan menuju ke lokasi. Ketika melihat gerak-gerik pria itu mencurigakan, petugas segera mengamankannya ke komando. Kapolsek Medan Baru Kompol Nasrun Pasaribu, SIK, SH, mengatakan, pihaknya mengamankan seorang pria dan ketika diinterogasi mengaku bernama Syamsul Bahri Sitorus narapidana yang kabur dari Lapas Klas I Gusta. Nasrun didampingi Kanit Reskrim Iptu Handres, A.Md, IK, SH menyatakan, narapidana itu masih menjalani pemeriksaan dan akan diserahkan ke Polresta Medan. Lanjut ke hal A2 kol. 6
PARA pesepakbola klub Liverpool FC, termasuk Steven Gerrard (depan kiri), menuruni tangga pesawat Garuda, official partner klub Inggris tersebut, setibanya di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu (17/7). Liverpool akan menggelar sejumlah kegiatan di Indonesia sebagai bagian dari rangkaian tur pramusim klub sepak bola Liga Inggris tersebut. --LFC--
PANYABUNGAN (Waspada): Lima kios pakaian di Pasar Baru Panyabungan terbakar, Rabu (17/7) dinihari. Sedangkan 15 kios lagi terimbas kebakaran. Informasi dihimpun Waspada, lima kios yang terbakar milik Yeni Colection, Jihan Colection, Gubron, dan Perkasa Colection 2 kios di gabung menjadi 1. Sumber api diduga akibat terjadinya arus pendek (korsleting). Namun, api tidak sempat menjalar karena petugas jaga malam maupun warga yang hendak shalat Subuh ke masjid menghubungi pemadam kebakaran. Api dapat dipadamkan 30 menit kemudian setelah armada kebakaran milik Pemkab berupaya dengan keras. Bahkan Wakil Bupati Madina Dahlan Hasan Nasution dan Sekda Daud Batubara terlihat ikut membantu memadamkan api bersama petugas dan warga. Kadis Perindag Koperasi Dan UKM Lis Muliadi Nasution melalui Kabid Pasar Mangatas Tua Nasution kepada Waspada mengatakan, jumlah kerugian akibat kebakaran tersebut diperkiarakan Rp1,1 miliar terdiri dari bangunan dan pakaian pedagang. Terkait pasar yang rusak, pihak Disperindag Koperasi dan UKM mengatakan akan musyawarah internal dulu. Tapi yang jelas, kios tersebut semestinya bisa ditempati kembali oleh pedagang mengingat Lebaran sudah dekat. (c14)
Manajemen KNIA Jamin Aman Ombudsman RI Rekomendasikan
Copot Kalapas Tg. Gusta Dan Manajer PLN Helvetia MEDAN (Waspada) : Ombudsman RI merekomendasikan kepada Kemenkumham dan PT PLN (Persero) agar Kalapas Tanjung Gusta dan Manajer PLN Rayon Helvetia, dicopot. Rekomendasi terkait kerusuhan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas I Tanjung Gusta Medan, pekan lalu. Hal itu diungkapkan Dedi Irsan dari Ombudsman RI usai melaksanakan investigasi di Lapas Klas I Tanjung Gusta Medan kepada wartawan di kantornya Jl. Mojopahit, Medan, Rabu (17/7). “Terkait dengan kerusuhan di Lapas Klas I Tanjung Gusta Medan yang menyebabkan lima
orang tewas, dan merusak rasa aman masyarakat karena masih belum terungkapnya 109 narapidana/warga binaan, Ombudsman RI mengeluarkan rekomendasi untuk memberhentikan Kalapas Klas I Tanjung Gusta Medan dan Manajer Rayon PT PLN Persero Medan Helvetia,” ujarnya. Hasil investigasi yang telah dilakukan bersama Tim Ombudsman Republik Indonesia (Pusat dan Perwakilan Provinsi Sumatera Utara), terdiri Hendra Nurtjahjo, Sabaruddin Hulu, Ricky Nelson Hetahaean, dan Tetty Nuraini, tim menemukan adanya maladministrasi dalam kerusuhan tersebut.
“Maladministrasi tersebut dalam bentuk pengabaian kewajiban, kelalaian, ketidak profesionalan Kepala LapasTanjung Gusta Muji Raharjo. Dimana Kalapas tidak bertindak cepat ketika kerusuhan terjadi di Lapas yang dipimpinnya,” ujarnya. Lanjut ke hal A2 kol. 6
MEDAN (Waspada) : Manajemen Kualanamu International Airport (KNIA) menjamin keamanan para penumpang yang akan menggunakan jasa penerbangan bandara tersebut terkait blokir jalan oleh warga yang mengaku lahan mereka digunakan untuk akses ke KNIA belum digantirugi. “ Kita sudah berkoordinasi dengan aparat keamanan khususnya TNI Polri. Mudah-mudahan soft opening 25 Juli berjalan lancar dan aman,” kata Jasirin, kepala Divisi (Kadiv) Ops dan Keamanan Bandara Polonia saat dikonfirmasi melalui telefon selular, Rabu (17/7). Sementara petugas keamanan KNIA, kata Jasirin, ha-
nya meningkatkan keamanan dan pelayanan khusus kawasan bandara. Untuk itu, Jasirin meminta calon penumpang yang berpergian tidak perlu cemas karena kehadiran KNIA merupakan kebanggaan masyarakat Sumatera Utara, sehingga mendapat dukungan banyak pihak,” ujar Jasirin. Lanjut ke hal A2 kol. 6
AS Kutuk Pembunuhan Atas Pendukung Moursi WASHINGTON (AP/Antara/AFP): Amerika Serikat mengecam kekerasan di Mesir yang menyebabkan tujuh orang tewas setelah pasukan keamanan bentrok dengan pendukung presiden yang digulingkan Mohammed Moursi. Jurubicara Departemen Luar Negeri Patrick Ventrell berhati-hati mencatat bahwa Washington tidak memihak dalam kekacauan itu, setelah
tentara Mesir menggulingkan pemimpin Islam terpilih pada 3 Juli di tengah protes massa. “Kami mengutuk kekerasan semalam di Kairo,” kata Ventrell kepada wartawan Selasa. “Sederhananya, kekerasan membuat transisi jauh lebih sulit.” Bentrokan di jalan-jalan Kairo dan di dekat Giza, yang menyebabkan lebih dari 260 terluka, terjadi hanya beberapa jam setelah Wakil Menlu AS Bill Burns mengunjungi negara itu dan meminta agar diakhirinya kekerasan. “Kami tidak berpihak” dan Washington ingin melihat Mesir “dapat berproses kembali ke jalur demokratis,” kata Ventrell. Jurubicara itu mengatakan pesan Burns telah disampaikan di Kairo bahwa Washington
‘ingin Mesir memiliki masa depan demokratis yang inklusif dan toleran.’ “Dia berbicara tentang keinginan kami tentang perlunya tindakan non-kekerasan, jalan inklusif ke depan,” katanya. Meskipun Burns tidak melakukan pertemuan tatap muka dengan Moursi dari Ikhwanui Muslimin (IM) itu, diplomat AS tersebut juga tidak berbicara melalui telefon dengan salah satu kelompok perwakilan mereka, kata Ventrell. “Kami ingin meringankan polarisasi yang bisa meracuni masyarakat - kami ingin bergeser dari polarisasi,” katanya. IM tolak posisi Kabinet Pemimpin sementara Mesir Lanjut ke hal A2 kol. 3
Malaysia Waspadai Kaburnya Napi Teroris Dari Tg. Gusta
KPK Tahan Anas Dan Andi Setelah Lebaran
PUTRAJAYA, Malaysia (Waspada): Badan Pengawas Keamanan Maritim Malaysia (MMEA) terus mewaspadai empat napi teroris yang kabur dari Lapas Klas I Tanjung Gusta, Medan, Sumatera Utara pekan lalu. Mereka khawatir napi teroris itu memasuki Malaysia. “Kami akan melakukan rangkaian pemeriksaan ketat terhadap kapal yang memasuki wilayah perairan Malaysia. Kami tetap mewaspadai pergerakan mencurigakan,” ujar Direktur MMEA Laksamana Datuk Mond Amdan Kurish, seperti dikutip The Star, Rabu (17/7). Kepala Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT), Ansyaad Mbai mengkhawatirkan empat orang narapidana kasus terorisme kembali ke
JAKARTA (Waspada): Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi Busyro Muqoddas menyatakan Anas Urbaningrum dan Andi Mallarangeng akan ditahan setelah Hari Raya Idul Fitri. Kedua mantan petinggi Demokrat itu ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan korupsi proyek sarana dan prasarana pusat olah raga di Hambalang, Bogor. “Kalau tidak ada masalah baru, insya Allah setelah Lebaran,” kata Busyro usai menghadiri peluncuran buku ‘Islam Syariat: Reproduksi Salafiyah Ideologis di Indonesia’ di gedung PP Muhammadiyah, Jakarta, Rabu (17/7). Busyro mengatakan, KPK saat ini masih mendalami kasus
kelompok teroris asalnya. BNPT pun meminta kepada tim Densus 88 Antiteror untuk segera menangkap para napi yang masih berkeliaran itu sebelum kembali ke kelompoknya. Langkah awal yang mesti dilakukan adalah dengan menelusuri titik-titik kelompok teroris tersebut bernaung yang tersebar di Indonesia. Itu bisa dijadikan sebagai langkah awal untuk memburu keempat napi teroris yang dianggap berbahaya ini. Sementara Polresta Medan mengklaim telah menangkap sekira 90 dari 212 tahanan yang kabur LP Tanjung Gusta Kamis malam lalu. Saat ini para tahanan yang ditangkap masih menjalani pemeriksaan di polsek setempat. (thestar/m10)
Waspada/Surya Efendi
PENGANTAR BISA SAMPAI KE RUANG CHECK IN: Para pengantar bisa sampai ke ruang check-in di Kualanamu International Airport (KNIA) yang akan soft launching pada 25 Juli 2013. Konsep check-in counter di KNIA ini mengadopsi bandarabandara kelas dunia seperti Bandara Changi di Singapura.
Ada-ada Saja
Al Bayan
Rahmat Ilahi Oleh Tgk H Ameer Hamzah
Syukur kami yang tak terhingga yang Rabbi Engkau berikan kepada kami bulan yang sangat suci Ibarat sungai bening yang mengalir di musim semi Kelompok lain gerah di tanah tandus gersang Sedangkan kami mandi dalam sungai kalkautsar. ALLAH Subhanahu wa ta’ala mewajibkan puasa Ramadhan kepada umat Islam sebagai anugerah, nikmat dan rahmah yang besar.Tidak ada nikmat sebesar ini diberikan kepada umat-umat yang lain, baik zaman dulu maupun zaman sekarang. Cuma khusus untuk kaum muslimin.
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Bercita-cita Jadi Orang Cacat SEJAK kecil wanita ini bercita-cita menjadi orang cacat Tujuannya, agar dirinya bisa duduk di atas kursi roda. Terlahir dengan kondisi tubuh sempurna tidak lantas membuat Chloe Jennings-White bersyukur. Sebaliknya, wanita asal Salt Lake City Utah, AS ini didiagnosa mengidap Body Integrity Identity Disorder (BIID), sebuah penyakit kelainan langka dimana Lanjut ke hal A2 kol. 2
Luthfi Akui Darin Istri Ketiga JAKARTA (Waspada): Mantan Presiden Partai Keadilan Sejahtera, Luthfi Hasan Ishaaq, akhirnya angkat bicara mengenai pernikahannya dengan wanita muda bernama Darin Mumtazah (foto). Usai menjalani pemeriksaan di Komisi Pemberantasan Korupsi, Rabu (17/7), Luthfi membenarkan apa yang telah disebutkan jaksa penuntut saat di persidangan di pengadilan Tipikor, Senin 24 Juni 2013 bahwa ia telah menikah dengan Darin pada Desember 2012. “Kan sudah diumumkan dalam persidangan,” ujar Luthfi. Terdakwa kasus suap pengurusan kuota impor daging sapi di Kementerian Pertanian ini pun membenarkan jika Darin merupakan istri ketiganya. “Iya benar, sangat benar,” katanya. Meski demikian, mantan anggota DPR itu enggan berkomentar apakah istri mudanya itu akan dihadirkan sebagai saksi di persidangan atau tidak. “Kalau yang masalah itu tidak usah dibahas,” ujar Luthfi sambil memasuki mobil tahanan. Luthfi Hasan Ishaaq diketahui memiliki tiga orang istri. Dari pernikahan yang pertama dan kedua, Luthfi memiliki 15 orang anak. Hal itu diketahui dari dakwaan yang dibacakan di Pengadilan Tipikor. Lanjut ke hal A2 kol. 7
korupsi yang bernilai proyek Rp 2,5 triliun tersebut. Pihaknya juga tengah mempertimbangkan masa penahanan Anas dan Andi. “Anas maupun Andi akan ditahan dalam waktu dekat ini. Kami sedang memperhitungkan masa tahanan,” ujarnya. Selain Anas dan Andi, tersangka kasus dugaan korupsi mega proyek Hambalang yang belum ditahan KPK adalah Direktur Operasional PT Adhi Karya, Teuku Bagus Muhammad Noor. (vn)
Berbuka : 18:44 Imsak : 04:52 Sabda Rasulullah SAW: “Tiga doa yang sangat mustajab, orang yang puasa, doa orang yang dizalimi dan orang yang musafir.” (Riwayat Ahmad, Bukhari, Abu Dawud dan Tarmidzi)
Serampang - Ban baru KNIA sedap, ban lama Polonia dijual? - He...he...he...
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) KAMIS, Pon, 18 Juli 2013/9 Ramadhan 1434 H
z z No: 24287 * Tahun Ke-67
Terbit 24 Halaman
Waspada/Ist
KORBAN gempa mulai memperbaiki rumahnya yang hancur akibat gempa.
Pasar Panyabungan Terbakar Kerugian Rp1,1 Miliar
Tanggap Darurat Gempa Gayo Dicabut TAKENGEN (Waspada): Gubernur Aceh Zaini Abdullah mengubah status tanggap darurat gempa Gayo yang berakhir 16 Juli 2013 menjadi masa transisi darurat, hingga 10 Agustus mendatang. Anggaran tanggap darurat pun berubah menjadi anggaran masa transisi darurat. Dana tanggap darurat yang beralih ke ke transisi darurat itu tetap Rp64,9 miliar lebih. Dana ini pun mulai dipersoalkan karena semuanya dikendalikan gubernur dengan melibatkan SKPA. Namun pejabat dinas yang dipercayakan gubernur untuk menangani tanggap darurat dengan dana yang besar itu “tidak” pernah muncul di Aceh Tengah. Dalam pertemuan dengan wartawana di Oproom kantor Bupati Aceh Tengah, Rabu (17/7), Waspada menanyakan sikap Gubernur Aceh yang sudah mulai “bermarkas” di Aceh Tengah namun tidak didukung oleh SKPA. Jangankan bertugas di Bumi Gayo, dalam rapat koordinasi para SKP Aceh ini tidak hadir. Gubernur menjelaskan, walaupun SKPA tidak hadir di bumi Gayo, namun diwakili orang kepercayaannya dan senantiasa berkoordinasi dalam menangani masa tanggap darurat gempa di Aceh Tengah dan Bener Meriah. “Koordinasi tetap baik, tidak ada persoalan dengan para SKPA yang tidak bertugas di Aceh Tengah. Di sini ada stafnya. Ada yang dipercayakan untuk menjalankan Lanjut ke hal A2 kol 6
Waspada/Sarmin Harahap
PANYABUNGAN (Waspada): Pasar Baru Panyabungan terbakar, Rabu (17/7) sekira pukul 04.00. Akibatnya, lima kios berikut barang dagangan pakaian jadi terbakar, sedangkan 15 kios lagi juga terimbas kebakaran. Informasi dihimpun Waspada, lima kios terbakar dan rusak parah meliputi Yeni Colection, Jihan Colection, Gubron, dan Perkasa Colection 2 kios di gabung menjadi 1. Sumber api diduga berasal dari kayu atap salah satu kios di duga terbakar akibat terjadinya arus pendek (korsleting). Api tidak sempat menjalar dan membesar karena petugas jaga malam maupun warga hendak sholat subuh ke masjid melihat ada kepulan asap api, langsung menghubungi pemadam kebakaran. Sejumlah armada pemadam kebakaran yang tiba di lokasi sekitar 20 menit kemudian langsung berupaya memadamkan api dibantu masyarakat dan para pedagang. Api bisa dipadakan sekira 30 menit kemudian. Upaya pemadaman terlihat terganggu karena banyaknya kerumunan masyarakat yang datang ke lokasi kebakaran sehingga ruang gerak mobil kebakaran terganggu. Bahkan Wakil Bupati Madina Dahlan Hasan Nasution dan Sekda Daud Batubara terlihat di depan ikut berjibaku memadamkan api bersama petugas pemadam kebakaran. Aksi penyelamatan barang dagangan oleh sejumlah pedagang juga terlihat berlangsung di dinihari tersebut menggunakan goni. Pedagang yang kiosnya tidak terbakar banyak memilih Lanjut ke hal A2 kol 5
WARGA menyelamatkan barang dengan mengangkut dengan goni saat Pasar Baru Panyabungan terbakar, Rabu (17/7).
Operasional KNIA 25 Juli Aman Dari 109 Napi Yang Buron 83 Belum Teridentifikasi MEDAN (Waspada) : Dari 109 narapidana yang masih buron dan berkeliaran di tengah-tengah masyarakat, 83 diantaranya belum teridentifikasi. Hal itu diungkapkan Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Klas I A Tanjung Gusta Medan Muji Raharjo di Lapas Tanjung Gusta, Rabu (17/7). “Sampai saat ini data yang kita terima dari pusat bahwa dari 212 narapidana yang
melarikan diri pasca kerusuhan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas I A Tanjung Gusta Medan, hanya 139 orang yang teridentifikasi, sedangkan 83 lainnya belum teridentifikasi,” ujarnya. Sementara yang ditangkap maupun yang menyerahkan diri, lanjut Muji, sampai saat ini berjumlah 103 orang. “Artinya narapidana yang belum tertangkap sekitar 109 orang tersebut, ada 26 napi yang sudah kita serahkan data-
nya ke kepolisian untuk dilakukan pencarian selain 83 napi yang belum teridentifikasi tersebut,” terang Muji. “Begitupun kita masih terus menunggu data-data dari pusat untuk dicocokkan kembali di Lapas, mana yang melarikan diri dan mana yang masih tinggal di Lapas,” ujar K a l a p a s Ta n j u n g G u s t a tersebut. Disinggung masalah kasus Lanjut ke hal A2 kol 1
MEDAN (Waspada): Penumpang dijamin tidak ada gangguan saat menuju dan balik dari Bandara Kualanamu Internasional Airport (KNIA). Pihak manajemen KNIA sudah berkoordinasi dengan aparat keamanan. “Mudah-mudahan akan berjalan lancar dan aman,” kata Jasirin, kepala Divisi (Kadiv) Ops dan Keamanan Bandara Polonia Medan saat dikonfirmasi melalui telepon selular, Rabu (17/7), terkait masih ada warga yang memblokir jalan alteri menuju ke KNIA. Kata Jasirin, aparat polisi maupun TNI sudah berkoordinasi sehubungan kegiatan operasional Bandara Polonia Medan dialihkan ke Bandara Kualanamu Deliserdang mulai 25 Juli 2013. Sementara petu-
gas keamanan KNIA hanya meningkatkan keamanan dan pelayanan khusus kawasan bandara. “Jadi, calon penumpang yang berpergian tidak perlu cemas karena kehadiran KNIA itu kebanggaan masyarakat Sumatera Utara dan mendapat dukungan banyak pihak,” ujar Kadiv Ops Bandara Polonia Medan. Angkat Barang Sehubungan akan soft opening KNIA, terlihat suasana Lanjut ke hal A2 kol 6
Malaysia Waspadai Kaburnya Tahanan Dari Lapas Medan PUTRAJAYA, Malaysia (Waspada): Badan Pengawas Keamanan Maritim Malaysia (MMEA) terus mewaspadai empat napi teroris yang kabur dari Lapas Klas I Tanjung Gusta, Medan, Sumatera Utara pekan lalu. Mereka khawatir napi teroris itu memasuki Malaysia. “Kami akan melakukan rangkaian pemeriksaan ketat terhadap kapal yang memasuki wilayah perairan Malaysia. Kami tetap mewaspadai pergerakan mencurigakan,” ujar Direktur MMEA Laksamana Datuk Mond Amdan Kurish, seperti dikutip The Star, Rabu (17/7). Sejumlah narapidana kasus terorisme kabur seiring kerusuhan yang terjadi di Lapas Klas I Tanjung Gusta. Pembobolan penjara itu terjadi ketika meletus kerusuhan dan
pembakaran, yang menurut pihak berwenang dipicu oleh ketidakpuasan di kalangan para tahanan sehubungan dengan terjadinya pemadaman listrik dan terputusnya pasok air ke lembaga pemasyarakatan itu. Kepala Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT), Ansyaad Mbai mengkhawatirkan empat orang narapidana kasus terorisme kembali ke kelompok teroris asalnya. BNPT pun meminta kepada tim Densus 88 Antiteror untuk segera menangkap para napi yang masih berkeliaran itu sebelum kembali ke kelompoknya. Langkah awal yang mesti dilakukan adalah dengan menelusuri titik-titik kelompok teroris tersebut bernaung yang Lanjut ke hal A2 kol 5
Al Bayan
Rahmat Ilahi Oleh: H. Ameer Hamzah Syukur kami yang tak terhingga yang Rabbi Engkau berikan kepada kami bulan yang sangat suci Ibarat sungai bening yang mengalir di musim semi Kelompok lain gerah di tanah tandus gersang Sedangkan kami mandi dalam sungai kalkautsar. ALLAH Subhanahu wa Ta’ala mewajibkan puasa Ramadhan kepada umat Islam sebagai anugerah, nikmat
Lanjut ke hal A2 kol 2
AS Kutuk Pembunuhan Atas Pendukung Moursi WA S H I N G T O N ( A P / Antara/AFP): Amerika Serikat mengecam kekerasan di Mesir yang menyebabkan tujuh orang tewas setelah pasukan keamanan bentrok dengan pendukung presiden yang digulingkan Mohammed Moursi. Jurubicara Departemen Luar Negeri Patrick Ventrell berhati-hati mencatat bahwa Washington tidak memihak dalam kekacauan itu, setelah tentara Mesir menggulingkan pemimpin Islam terpilih pada 3 Juli di tengah protes massa. “Kami mengutuk kekerasan semalam di Kairo,” kata Ventrell kepada wartawan Selasa. “Sederhananya, kekerasan membuat transisi jauh lebih sulit.” Bentrokan di jalan-jalan Kairo dan di dekat Giza, yang menyebabkan lebih dari 260 terluka, terjadi hanya beberapa jam setelah Wakil Menlu AS Bill Burns mengunjungi negara itu dan meminta agar
diakhirinya kekerasan. “Kami tidak berpihak” dan Washington ingin melihat Mesir “dapat berproses kembali ke jalur demokratis,” kata Ventrell. Jurubicara itu mengatakan pesan Burns telah disampaikan di Kairo bahwa
Washington ‘ingin Mesir memiliki masa depan demokratis yang inklusif dan toleran.’ “Dia berbicara tentang keinginan kami tentang perlunya tindakan nonLanjut ke hal A2 kol 3
MENUNGGU BERBUKA
Waspada/Rusli Ismail
WARGA berkumpul di teras Masjid Raya Baiturrahman Banda Aceh menanti waktu berbuka puasa dengan mendapat jatah bubur kanji rumbi gratis plus makanan ringan (kue-red) yang disediakan pihak kenaziran/pengurus masjid pada setiap sore hari selama bulan Ramadhan. Foto direkam, Selasa (16/7).
Zaini Tarawih Di Tenda Pengungsi
Waspada/Surya Efendi
PENGANTAR BISA SAMPAI KE RUANG CHECK IN: Para pengantar bisa sampai ke ruang checkin di Kualanamu International Airport (KNIA) yang akan soft launching pada 25 Juli 2013. Konsep check-in counter di KNIA ini mengadopsi bandara-bandara kelas dunia seperti Bandara KLIA di Kuala Lumpur, Malaysia.
TAKENGEN (Waspada): Gubernur Aceh H. Zaini Abdullah beserta jajaran pemerintah Aceh melaksanakan shalat tarawih di tenda darurat bersama pengungsi korban dampak bencana gempa yang melanda dataran tinggi Gayo, pada 2 Juli 2013 lalu. Gempa berskala 6,2 SR itu telah menghancurkan kehidupan sebagian masyarakat Gayo di Kabupaten Aceh Tengah dan Bener Meriah. Selain memporakporandakan rumah-rumah warga juga merusak tempat ibadah dan fasilitas umum lainnya. Gubernur Zaini Abdullah yang berkantor di lokasi gempa Gayo itu, melaksanakan tarawih, Selasa (16/7), di tenda Lanjut ke hal A2 kol 6
Luthfi Hasan Akui Darin Istri Ketiga JAKARTA (Waspada): Mantan Presiden Partai Keadilan Sejahtera, Luthfi Hasan Ishaaq, akhirnya angkat bicara mengenai pernikahannya dengan wanita muda bernama Darin Mumtazah. Usai menjalani pemeriksaan di Komisi Pemberantasan Korupsi, Rabu (17/7), Luthfi membenarkan apa yang telah disebutkan jaksa penuntut saat di persidangan di pengadilan Tipikor, Senin 24 Juni 2013, bahwa ia telah menikah
Ada-ada Saja
Bercita-cita Jadi Orang Cacat
dengan Darin (foto) pada Desember 2012. “Kan sudah diumumkan dalam persidangan,” ujar Luthfi. Terdakwa kasus suap pengurusan kuota impor daging sapi di Kementerian Pertanian ini pun membenarkan jika Darin merupakan istri ketiganya. “Iya benar, sangat benar,” katanya. Meski demikian, mantan anggota DPR itu enggan berkomentar apakah istri
SEJAK kecil wanita ini bercita-cita menjadi orang cacat Tujuannya, agar dirinya bisa duduk di atas kursi roda. Terlahir dengan kondisi tubuh sempurna tidak lantas membuat Chloe JenningsWhite bersyukur. Sebaliknya, wanita asal Salt Lake City Utah, AS ini didiagnosa mengidap Body Integrity Identity Disorder (BIID), sebuah penyakit
Lanjut ke hal A2 kol 2
Lanjut ke hal A2 kol 5
Berbuka Imsak
: :
18.44 04.52
Sabda Rasulullah SAW: “Tiga doa yang sangat mustajab, orang yang puasa, doa orang yang dizalimi dan orang yang musafir.” (Riwayat Ahmad, Bukhari, Abu Dawud dan Tarmidzi)
Serampang - Mantaff .... - He.... he....he....
Berita Utama
A2 Shalat Agar Berdaya Saing
LUBUKPAKAM (Waspada): Ketua Tim Koordinasi Percepatan Pembebasan Lahan (P3L), Zulkifli Taufik menyatakan pemerintah tidak ingin menyengsarakan rakyat, terkait pembebasan lahan aksebilitas jalan arteri (non tol) ke Kualanamu International Airport (KNIA). Untuk itu, Pemprovsu akan meminta payung hukum dari Kejaksaan Tinggi terkait uang kerohanian yang akan diberikan kepada penggarap. “Sejak awal, Pemprovsu telah mengambil kebijakan terhadap warga yang menempati lahan baik di atas tanah Hak Guna Usaha (HGU), maupun eks HGU PTPN II , dengan memberi kompensasi yang disebut uang kerohanian,” sebut Zulkifli Taufik, mantan Kasatpol PP Provsu saat pertemuan dengan Pemkab Deliserdang yang masuk dalam Tim P3L, diantaranya Sekda Deliserdang, Drs. Asrin Naim MM, (Ketua Panitia Pembebasan Tanah-P2T), Asisten I
Pemkab DS, H. Syafrullah (Waket P2T), Kadis Infokom DS, Drs. Neken Ketaren dan Kepala BPN DS, Kalvyn S. Tim P3L dalam temu pers yang digelar di ruang rapat lantai II Kantor Bupati Deliserdang, kemarin dihadiri Kepala Balai Besar Jalan Nasional, Wijaya Seta, Kadis Bina Marga Provsu, Effendi Pohan, Kadis Kominfosu, Jumsadi Damanik, d a n p i h a k P T P N I I Ta n jungmorawa. Rinci Status Tanah Sebelumnya, Tim P3L menegaskan lahan yang dihuni warga di Desa Dalu X dan Desa Telagasari , Kec. Tanjungmorawa, keseluruhannya merupakan HGU PTPN II. Hal itu diperkuat oleh Ka. BPN dan pihak PTPN II. “Dari 20,7 ha lahan HGU dan eks HGU yang terkena arteri seluas 1,03 Ha. Oleh karenanya untuk kepentingan publik, PTPN II menerima pembayaran ganti rugi atas tanah pada 26 Juni senilai Rp144 juta,” sebut Kamaruza-
AS Kutuk ....
kekerasan, jalan inklusif ke depan,” katanya. Meskipun Burns tidak melakukan pertemuan tatap muka dengan Moursi dari Ikhwanui Muslimin (IM) itu, diplomat AS tersebut juga tidak berbicara melalui telefon dengan salah satu kelompok perwakilan mereka, kata Ventrell. “Kami ingin meringankan polarisasi yang bisa meracuni masyarakat - kami ingin bergeser dari polarisasi,” katanya. IM tolak posisi Kabinet Pemimpin sementara Mesir mengambil sumpah satu Kabinet baru Selasa yang meliputi beberapa wanita dan warga Kristen, namun tidak ada tokoh IM yang ikut ambil bagian dalam pemerintahan yang didukung militer itu. Pemerintah baru itu lebih banyak wajah tokoh liberal yang selama ini berbenturan dengan Moursi dan pendukungnya. Selama hampir dua tahun sejak penggulingan otokrat Hosni Mubarak, negeri itu telah terpecah dua, satu dipimpin oleh Moursi, IM dan sekutu Islamisnya dan kelompok
lainnya dipimpin oleh tokoh sekular, liberal, Kristen dan Muslim moderat. Para petinggi IM pun tidak mengakui kabinet yang baru dibentuk ini. Sebelumnya, Presiden Mansour menyatakan IM dipersilakan untuk bergabung dalam kabinet, tetapi ditolak mentah-mentah oleh kelompok Islamis itu. Ba g i I M , k e m b a l i n y a Moursi ke tampuk kepemimpinan adalah satu-satunya cara agar mereka bersedia kembali ke lingkungan politik Mesir. Hingga saat ini, IM bersikeras Moursi dikudeta oleh militer, sementara militer menyebutnya sebagai sebuah koreksi. Pelantikan kabinet baru ini berlangsung di tengah bentrokan baru yang terjadi antara pendukung Moursi dengan p i h a k k e a m a n a n Me s i r. Bentrokan terjadi setelah massa berkumpul di Masjid Rabaa Al-Adawiya di Nasr City. “Ini adalah sebuah kudeta militer yang berkedok revolusi,” ujar Deputi Ketua Partai Kebebasan dan Keadilan Mohamed El-Beltagy, seperti dikutip BBC, Rabu (17/7). (m10)
panjang dan pendek yang telah hangus kita serahkan ke Labfor Polri, sedangkan 18 senjata laras panjang dan pendek masih kita gunakan,” ujarnya. Dirinya belum sempat berpikir apakah 43 senjata laras panjang dan pendek telah diganti atau belum. “Karena kondisi saat ini masih dalam pemulihan, kita belum berpikir apakah ada pergantian senjata yang hangus terbakar tersebut atau tidak yang penting kita memaksimalkan Lapas kembali,” ujarnya. “Apalagi saat ini banyak keluarga narapidana juga mengeluhkan permasalahan sarana kunjungan yang hingga saat ini masih tidak dapat diberikan masuk untuk berjumpa langsung dengan napi, tentunya kita akan pikirkan itu juga,” terang Muji kembali. PP No. 99 Tak Berlaku Surut
Perihal adanya permintaan narapidana terhadap keluarnya PP No. 99 Tahun 2012, Kadiv Pemasyarakatan Kemenkumham Wilayah Sumut Amran Silalahi menyatakan bahwa peraturan pemerintah tersebut tidak berlaku surut. “Dalam waktu dekat ini kita akan mulai mensosialisasikan PP tersebut,” ujarnya seraya menyatakan bahwa Surat Menteri Hukum dan HAM yang menyatakan PP 99/ 2012 tidak berlaku surut segera disosialisasikan kepada narapidana (napi) Lapas Tanjung Gusta,” ujarnya di Lapas Tanjung Gusta, Rabu (17/7). Sosialisasi ini, lanjutnya, diharapkan dapat menenangkan narapidana sehingga kerusuhan tidak terulang kembali. Dan berharap sosialisasi itu dapat membuat para napi lebih mengerti bahwa PP 99/ 2012 tidak berlaku surut.
Dengan begitu, napi yang status hukumnya berkekuatan hukum tetap sebelum 12 November 2012, saat PP 99/ 2012 diundangkan, maka peraturan itu tidak berlaku kepada mereka. “Mungkin sebagian di antara mereka juga sudah tahu soal ini,” sebut Amran. Karena PP 99/2012 dinyatakan tidak berlaku surut, maka jumlah napi yang akan mendapat remisi hari besar keagamaan pada Hari Raya Idul Fitri dan remisi umum 17 Agustus mendatang kemungkin bertambah. Hanya, pihak Kemenkum HAM Sumut belum bisa memastikan angkanya, karena mereka mereka masih melakukan pendataan. “Harapan kita napi yang mendapat remisi ya bertambah banyak,” imbuh Kalapas Tanjung Gusta Muji Raharjo. (m38)
Luthfi Hasan ....
(TPPU) atas Luthfi menguraikan bahwa Luthfi diketahui menikah dengan Sutiana Atikah, istri pertamanya pada tahun 1984. Dari hasil pernikahan pertama itu, Luthfi dikaruniai 12 orang anak. Kemudian pada September 2000 politikus PKS itu menikah dengan seorang wanita bernama Lusi Tiarani. Dari hasil pernikahan itu, Luthfi dikaruniai tiga orang anak. “Pada Desember tahun 2012, terdakwa menikahi Darin Mumtazah,” kata jaksa Rini Triningsih.
Luthfi didakwa dengan sengaja menempatkan, mentransfer, membayarkan, atau membelanjakan, menghibahkan, menitipkan harta kekayaan dari hasil tindak pidana korupsi. Salah satu modusnya adalah menggunakan tiga orang istrinya itu. Selain didakwa menerima suap terkait pengurusan penambahan kuota impor daging PT Indoguna Utama di Kementerian Pertanian, Luthfi juga didakwa melakukan tindak pidana pencucian uang. (vn)
Sa’di bermadah: Inilah Ramadhan, ladang subur tanah imani, tumbuh meranum attar, kesturi, kurma, anggur, zabit dan zaitun. Inilah tanah yang selalu disirami hujan lazuardi, menumbuhkan benih iman surgawi. Bungabunga beraneka rona, gemericik sungai rayyani, mengalir di celah-celah bebatuan zamrut, luluk dan marjani. Ya Rabb! Segala puji bagi-Mu, jadilah kami penanam benih di ladang ini. Wahai yang Maha Pengampun, kuatkanlah fisik kami, tajamkanlah lidah kami untuk membaca firman-firman-Mu nan suci, kuatkanlah hafalan kami. Hari-hari yang indah ini adalah hari yang lapar dan dahaga, tetapi kenyang bagi jiwa. Hari-hari yang terkendali untuk birahi, tetapi terpacu dalam ruhani.”Wahai lidah, diamlah jangan berkata kotor, wahai mata pejamlah jangan
melihat aurat, wahai telinga simaklah yang berita baikbaik, jangan mendengar fitnah dan ghibah. Wahai tangan dan kaki, gerakanmu terekam untuk diminta per tanggungjawaban di yaumil kiamat nanti. Ulama Arab Saudi, Syeikh Abdullah bin Muhammad bin Ahmad Ath-Thaiyyar dalam kitabnya, Ashshiyam Ahkamun wa Aadaabun, berkata: Seandainya kaum Muslimin mengenal Ramadhan yang sesungguhnya, sekali Ramadhan saja mereka sudah mampu mer aih pangkat takwa, Ramadhan-ramadhan berikutnya mereka menyirami, memupuk dan menjaga ketakwaannya, tetapi sayang, kebanyakan kaum Muslimin tidak mengenal hakikat Ramadhan, mereka menyianyiakan bulan yang suci ini dengan kelalaian sampai Ramadhan pergi.
Oleh: Syahrin Harahap SELAIN sebagai praktik ritual, shalat merupakan ibadah yang mengandungsimpul-simpul daya saing dan kesuksesan. Dalam ibadah ini deperankan karakter seorang muslim yang suksesdanberdayasaing.Akan tetapis halat disini dipahami tidak terbatas pada praktek fisik melainkan pekerjaan dan praktek batin manusia dalam mengabdi kepada Tuhannya dan dalam mencapai kesuksesan hidupnya. Jika diperhatikan, hampir semua ketentuan dan gerakan dalam shalat menyimbolkan sikap-sikap seorang yang berdayasaing. Di antaranya:Pertma, niat yang mengawali pelaksanan shalatmenyimbolkanvisi yang jelas terhadap sesuatu yang hendak dikerjakan. Kedua, takbir yang menunjukkan adanya kesadaran bahwa ada kekuatan yang mensuppor dan memberi sugesti baginya dimana ia bekerja dan berusaha. Ketiga, ruku’ dansujud, gerakan yang menyimbolkan kerendahan hati dan kesungguhan. Keempat, salamdi akhir pelaksanaan shalat menyimbolkan kepedulians osial. Kelima, Ketepatan waktu yang menyimbolkan kedisiplinan. Lanjut ke hal A5 kol 1
Ombudsman RI Rekomendasikan Kalapas T. Gusta Dan Manajer PLN Helvetia Dicopot MEDAN (Waspada): Ombudsman RI merekomendasikan kepada Kemenkumham dan PT PLN (Persero) agar Kalapas Tanjung Gusta dan Manajer PLN Rayon Helvetia, dicopot. Rekomendasi terkait kerusuhan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas I Tanjung Gusta Medan, pecan lalu. Hal itu diungkapkan Dedi Irsan dari Ombudsman RI usai melaksanakan investigasi di Lapas Klas I Tanjung Gusta Medan kepada wartawan di kantornya Jl. Mojopahit, Medan, Rabu (17/7). “Terkait dengan kerusuhan di Lapas Klas I Tanjung Gusta Medan yang menyebabkan lima orang korban tewas, dan merusak rasa aman masyarakat karena masih belum terungkapnya 109 narapidana/warga binaan, Ombudsman RI mengeluarkan rekomendasi untuk memberhentikan Kalapas Klas I Tanjung Gusta Medan dan Manajer Rayon PT PLN Persero Medan Helvetia,” ujarnya. Hasil investigasi yang telah dilakukan bersama Tim Ombudsman Republik Indonesia (Pusat dan Perwakilan Provinsi Sumatera Utara), terdiri Hendra Nurtjahjo, , Sabaruddin Hulu, Ricky Nelson Hetahaean, dan Tetty Nuraini, tim menemukan adanya maladministrasi dalam kerusuhan tersebut. “Maladministrasi tersebut dalam bentuk pengabaian kewajiban, kelalaian, ketidak profesionalan Kepala Lapas Tanjung Gusta Muji Raharjo. Dimana Kalapas tidak bertindak cepat ketika kerusuhan terjadi di Lapas yang dipimpinnya,” ujarnya. Selain itu, lanjut Dedi, diketahui Kalapas tidak mengantisipasi keadaan yang pada saat itu napi membutuhkan air dan listrik karena banyak yang berpuasa. Genset yang ada di Lapas juga tidak berfungsi maksimal, sehingga hal itu memicu kericuhan. “Karena adanya maladministrasi ini, lanjutnya maka Ombudsman merekomendasikan ke Menkumham agar Kepala Lapas Klas I Tanjung Gusta dicopot dari jabatannya. Karena kerusuhan ini merupakan tanggungjawab Kalapas,” ujarnya. (m38)
Dari 109 Napi ....
para narapidana yang melarikan diri tersebut, Muji menyatakan, bahwa dari 139 orang yang telah teridentifikasi, 70 persennya adalah pengguna narkoba dan 30 persennya pembunuhan. 43 Senjata Hangus Kalapas Muji Raharjo juga menyatakan terdapat 43 senjata yang hangus terbakar dan 18 unit lainnya diselamatkan. “43 senjata ini baik laras
Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport. Jawaban Problem Catur: 1. BxGf8+, Rg7. 2. Bg8+, RxB. 3. Me8+, Rg7. 4. Mf8+mat. Atau 2. Gf6+, MxG. 3. e5xM+, RxB. 4. Md8+mat. Jawaban TTS: TTS
Santapan Ramadhan
mudanya itu akan dihadirkan sebagai saksi di persidangan atau tidak. “Kalau yang masalah itu tidak usah dibahas,” ujar Luthfi sambil memasuki mobil tahanan. Luthfi Hasan Ishaaq diketahui memiliki tiga orang istri. Dari pernikahan yang pertama dan kedua, Luthfi memiliki 15 orang anak. Hal itu diketahui dari dakwaan yang dibacakan di Pengadilan Tipikor. Jaksa Rini Triningsih yang membacakan dakwaan Tindak Pidana Pencucian Uang
Al Bayan ....
Jawaban Sudoku: 7 3 9 4 8 6 5 9 2
8 5 1 2 3 9 4 1 7
4 2 6 7 1 5 3 6 8
2 8 3 5 6 4 7 2 1
9 1 4 3 2 7 8 5 6
5 6 7 1 9 8 9 4 3
3 4 5 6 7 2 1 8 9
6 7 8 9 5 1 2 3 4
1 9 2 8 4 3 6 7 5
Soal Akses Ke KNIA, Tim P3L Minta Payung Hukum Ke Kejatisu
dan rahmah yang besar. Tidak ada nikmat sebesar ini diberikan kepada umat-umat yang lain, baik zaman dulu maupun zaman sekarang. Cuma khusus untuk kaum muslimin. Dalam bulan yang penuh rahmat Ilahi ini, kita membina diri dan keluarga, masyarakat dan bangsa. Kita ajak mereka beriman dan bertakwa, sebab dengan modal itulah kita selamat di dunia dan akhiarat. Mari kita beramal menurut kemampuan kita masing-masing. Dengan iman dan amal shalih, Allah akan meninggikan derajat, memerdekakan jiwa dari kungkungan hawa nafsu dan bisikan setan durjana. Bukan hanya itu Ramadhan dapat memotivasi untuk meraih hal-hal yang terpuji, menyingkirkan hal-hal yang merugi diri sendiri. Pujangga Persia, Syeikh
man, dari PTPN II. Menurut Zulkifli, saat itu timnya meminta bantuan kepada PTPN II untuk mendistribusikan uang kompensasi kepada penggarap yang sudah mendirikan bangunan di lahan 1,03 Ha tersebut. “Namun pihak PTPN II menolak, sehingga kami meminta petunjuk dari Kejati soal pemberian uang kompensasi yang disebut uang kerohanian karena ini bentuk kepedulian Pemprovsu terhadap masyarakat. Intinya, pemerintah sudah membebaskan lahan di Desa Dalu X dan Telagasari,” ujarnya sembari menyesalkan adanya warga yang sudah menerima kompensasi mengaku memiliki sertifikat.
Terkait ini, Kadis Bina Marga Effendi Pohan menegaskan pihaknya bekerja sesuai dengan aturan. “Yang kami pegang adalah produk hukum, jadi jika memang masyarakat memiliki surat sah segera tunjukkan. Ini sudah arahan Kapolres Deliserdang,” ujarnya.Namun, hingga kini tak satupun warga yang menunjukkan surat kepemilikan yang sah. Kepala Balai Besar Jalan Nasional Wilayah I Sumut, Wijaya Seta memastikan, hal paling penting untuk memperlancar soft operational KNIA 25 Juli mendatang, adalah akses dari Desa Dalu X dan Desa Telagasari sepanjang sekira 2 Km. (a06/m16)
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
Gubsu Setuju Anggota DPRD Tapsel Diperiksa P.SIDIMPUAN (Waspada): Gubsu H Gatot Pujo Nugroho melalui suratnya No 170/5556/ Tgl 19 Juni 2013, menyetujui pemanggilan terhadap RS,40, anggota DPRD Tapsel diduga terlibat kasus penganiayaan dan pengancaman terhadap Eka Pratama AMD, manajer pabrik minyak kelapa sawit PT MIR ( Maju Indo Raya) di Muara Batangtoru, Kab Tapanuli Selatan. Surat persetujuan ditujukan kepada Kapoldasu dengan tembusan kepada Bupati Tapsel, Ketua DPRD Tapsel, Kapolres Tapsel dan Kepala Kejaksaan Negeri Padangsidimpuan , ditandatangani Gubsu H Gatot Pujo Nugroho atas nama Mendagri tertanggal 19 Juni 2013. Eka Pratama kepada wartawan melalui selulernya, Rabu (17/7), membenarkan
turunnya surat persetujuan Gubsu menyusul pengaduannya ke Polres Tapsel pada 19 April 2013, tentang tindak pidana penganiayaan dan pengancaman diduga dilakukan RS dengan mempergunakan pecahan botol di Kantin PT MIR di Desa Muara Ampolu, Kec Muara Batangtoru pada 18 April 2013. Peristiwa itu mengakibatkan tenggorokan leher korban sakit dan susah untuk menelan.Leher korban sakit akibat dipiting dan dihempaskan ke tanah oleh tersangka RS. “Saya berharap dengan turunnya surat persetujuan Gubsu untuk penyidikan terhadap anggota DPRD Tapsel RS, kasusnya tidak berlarutlarut lagi.Saya yakin Polres Tapsel bekerja secara arif dan bijaksana” ujar Eka. (c13)
Pilkada 7 Kabupaten Di Sumut September – Desember 2013 7), seusai rapat koordinasi sehari sebelumnya dengan tujuh KPU daerah, di kantor KPUD Sumut, Jalan Perintis Kemerdekaan Medan. Menurut Surya, ketujuh kabupaten tersebut, Deliserdang, Padang Lawas, Dairi, Tapanuli Utara, Padang Lawas Utara, Batubara dan Langkat. Surya merincikan, Pilkada Deliserdang putaran I pada 23 Oktober 2013 dan putaran kedua 27 Desember dengan 6 pasangan calon perseorangan, sementara dari Parpol belum ada. Pilkada Dairi 10 Oktober 2013 (putaran I) dan putaran II 10 Desember 2013 dengan
4 pasangan calon (paslon) dukungan Parpol. Pilkada Padang Lawas (Palas) putaran I pada 11 September 2013 dan putaran II pada 7 November 2013 dengan 2 pasangan d u k u n g a n Pa r p o l d a n 2 pasangan perseorangan. Pilkada Batubara 19 September 2013 (putaran I) dan putaran II pada 16 November 2013, dengan 4 paslon dukungan Parpol dan 2 pasangan perseorangan. Pilkada Langkat 23 Oktober 2013 (putaran I) dan putaran II pada 19 Desember 2013 dengan 2 paslon d u k u n g a n Pa r p o l d a n 2 pasangan perseorangan.
P i l k a d a Ta p a n u l i Ut a r a putaran I pada 10 Oktober 2013 dan putaran pada 11 Desember 2013 dengan 5 paslon dan 1 paslon perseorangan. Pilkada Padang Lawas Utara (Paluta) putaran I pada 14 Agustus 2013 dan putaran II pada 4 Oktober 2013 dengan 4 pasangan perseorangan dukungan Parpol dan 1 pasangan perseorangan. Menjawab pertanyaan perihal pengumuman Daftar Calon Tetap (DCT ) calon legislatif DPRD Sumut, Surya Perdana mengatakan, pada 23 Agustus hingga 25 Agustus 2013. (m34)
Operasional ....
menyelamatkan dagangannya dengan mengangkut dagangan. Kadis Perindag Koperasi Dan UKM Lis Muliadi Nasution melalui Kabid Pasar Ma n g a t a s Tu a Na s u t i o n kepada Waspada mengatakan, jumlah kerugian akibat kebakaran kios tersebut diperkiarakan Rp1,1 miliar terdiri dari bangunan dan pakaian pedagang. Terkait pasar yang rusak, pihak Disperindag Koperasi dan UKM mengatakan akan musyawarah internal dulu. Tapi yang jelas, kios tersebut semestinya bisa ditempati kembali oleh pedagang mengingat Hari Raya Idul Fitri 1434 H sudah dekat. (c14)
kegiatan di Bandara Polinia Medan sedang siap-siap pindah ke Kualanamu. Sementara dua unit peralatan pencegah flu burung, SARS dan flu babi dari Karantina Kesehatan Bandara Polonia Medan, diangkat ke atas mobil pick up untuk dipindahkan ke KNIA bahkan ke Pelabuhan Belawan, Rabu. Dr Marulia Tua Siahaan, staf Karantina Kesehatan Bandara Polonia Medan membenarkan, peralatan canggih memantau virus flu asal luar negeri diterminal kedatangan dan keberangkatan luar negeri mulai dipindahkan, selama ini tidak ada lagi flu asal luar negeri yang memerlukan pemeriksaan. Masalah virus flu muncul hanya bersifat musiman dan tidak setiap saat, sementara Bandara Kualanamu akan dilakukan kegiatan pada 25 Juli, kata Marulia Tua. Kesan yang terekam di Bandara Polonia Medan sejak seminggu belakangan ini seperti keadaan darurat (emergency), sehingga membuat pemakai jasa bandara menjadi bingung dan cemas. Masyarakat bingung, demikian juga sopir taksi yang mengangkut penumpang
diterminal kedatangan dalam negeri bahkan luar negeri. Masalahnya, TV monitor jadwal kedatangan pesawat sudah diangkat sejak, Selasa (16/7), hanya tersisa beberapa monitor di terminal keberangkatan dalam negeri. M. Sitanggang, sopir taksi Karsa menyatakan dirinya merasa bingung saat menyambut tamu karena monitor kedatangan pesawat sudah diangkat entah kemana. Demikian mesin pendingin ruangan kedatangan dalam negeri, tidak ada lagi. Bahkan menurut dia merasa malu kalau wisatawan bertanya pukul berapa datang pesawat, karena monitor tidak ada lagi. “Bandara Polonia Medan terkesan darurat padahal pemindahan ke bandara baru tinggal seminggu lagi,” kata Sitanggang. Secara terpisah, Ketua Tim Kordinasi Percepatan Pembebasan Lahan (P3L), Zulkifli Taufik menyatakan pemerintah tak sedikit pun ingin menyengsarakan rakyat, khususnya terkait pembebasan lahan aksebilitas jalan arteri (non tol) ke Kualanamu International Airport (KNIA). Rinci Status Tanah Sebelumnya, Ketua Tim
Kordinasi Percepatan Pembebasan Lahan (P3L) Zulkifli Taufik menegaskan, untuk Desa Daluh 10 dan Desa Telaga Sari keseluruhannya merupakan lahan HGU. Keterangan diperkuat oleh Ka. BPN dan pihak PTPN II. “Dari 20,7 ha lahan HGU dan eks HGU yang terkena arteri seluas 1,03 ha. Oleh karenanya untuk kepentingan publik, PTPN II menerima pembayaran ganti rugi atas tanah pada 26 Juni senilai Rp144 juta,” sebut Kamaruzaman, dari PTPN II. Menurut Zulkifli, saat itu timnya meminta bantuan kepada PTPN II untuk mendistribusikan uang kompensasi kepada penggarap yang sudah mendirikan bangunan dan menanam di lahan 1,03 ha tersebut. Namun PTPN II menolak. “Maka kami meminta petunjuk dari Kejati soal pemberian uang kompensasi yang disebut uang kerohanian agar tidak salah persepsi karena ini bentuk kepedulian Pemprovsu terhadap masyarakat. Intinya, pemerintah sudah membebaskan lahan di Desa Daluh 10 dan Telaga Sari,” ujarnya sembari menyesalkan adanya warga yang sudah menerima kompensasi mengaku memiliki sertifikat. (m32/a06/m16)
Ada-ada Saja ....
Zaini Tarawih ....
meninggal dan enam lainnya dinyatakan hilang. Di hadapan jamaah tarawih, dengan suara menahan kesedihan dan terbata-bata, gubernur Zaini mengatakan, gempa Gayo merupakan ujian Allah bagi rakyat Aceh. Sama dengan ujian kepada masyarakat Aceh ketika bencana tsunami 2004. “Itu sebabnya, hari ini seluruh masyarakat Aceh merasakan sakit, dan bersama berbagai elemen bangsa menyembuhkan sakit akibat
bencana rakyat Aceh di Gayo,” kata Gubernur Zaini Abdullah sebagaimana disampaikan Kepala Biro Humas Setda Aceh, H. Nurdin F Joes kepada Waspada. Kata Zaini, musibah gempa Gayo telah mengguncang seluruh perasaan rakyat Aceh serta menggugah emosional negara secara nasional. Sehingga hampir seluruh menteri sudah mendapat penugasan presiden untuk membantu korban gempa Gayo. (b06)
Tanggap Darurat ....
sudah lama terancam kelaparan. Dalam konferensi pers itu, gubernur juga tidak tegas menjelaskan sikapnya dalam memulihkan kondisi daerah. Gubernur masih terpaku dengan dana tanggap darurat/ transisi masa pemulihan. “Apa upaya riil gubernur dalam memperbaiki ekonomi masyarakat, dimana akibat gempa ini industry pengolalahan gula, pabrik kopi, eksportir kopi, jadi korban gempa. Otomatis bila tidak secepatnya ditangani akan menambah daftar pengangguran.” Pertanyaan Waspada ini juga tidak dijawab dengan pasti oleh gubernur. Bahkan gubernur tidak berani merincikan berapa anggaran yang akan diusulkan ke DPRA pada tahun 2013 ini serta tahun 2014 untuk memperbaiki infrastruktur yang rusak, perkantoran, pelayanan kesehatan, pendidikan dan sarana ibadah. Demikian dengan usulan agar Pemda Aceh menambah anggaran atas bantuan Presiden SBY, guna memperbaiki perumahan penduduk yang rusak. SBY menjanjikan untuk
rusak berat Rp40 juta, rusak sedang Rp20 juta dan rusak ringan Rp10 juta. Sebelumnya, gubernur mengatakan dana tanggap darurat/ peralihan masa pemulihan senilai Rp 64,9 miliar lebih itu, menurut gubernur akan diplotkan kepada 6 cabang kegiatan utama. Untuk pangan dan logistik Rp 21 miliar. fisik Rp 25 miliar, kesehatan Rp 1,8 miliar, Bina Marga Rp 721 juta, pendidikan Rp 13,8 miliar dan Badan Penanggulangan Bencana Aceh Rp 1,96 miliar. Untuk korban yang meninggal dunia akibat gempa ini, pihak Dinas Sosial menyediakan uang duka Rp 4 juta untuk satu korban. Sementara untuk korban yang dinyatakan hilang sampai saat sekarang belum ditemukan, tidak dijelaskan apakah mendapat kompensasi. Mulai bangkit Masyarakat yang menjadi amukan korban gempa di Aceh Tengah dan Bener Meriah, mulai bangkit. Mereka membangun rumah yang rusak dengan ala kadarnya. Artinya bisa terlindung dari panas dan hujan saja. (b32/cb09/b33)
MEDAN (Waspada): Tujuh kabupaten di Sumatera Utara siap melaksanakan pemilihan kepala daerah. ‘’Dalam rakor ketujuh KPU daerah menyatakan sudah memasuki tahapan-tahapan Pilkada yang harus diselesaikan di 2013,’’ kata Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumut Surya Perdana di Medan, Rabu (17/
Malaysia Waspadai .... tersebar di Indonesia. Itu bisa dijadikan sebagai langkah awal untuk memburu keempat napi teroris yang dianggap berbahaya ini. Sementara Polresta Medan mengklaim telah menangkap sekira 90 dari 212 tahanan yang kabur LP Tanjung Gusta Kamis malam lalu. Saat ini para tahanan yang ditangkap masih menjalani pemeriksaan di polsek setempat. (thestar/m10)
Pasar Penyabungan ....
kelainan langka dimana pengidapnya cenderung ingin merasakan tubuhnya menjadi cacat. Pada usia empat tahun, Chloe pernah mengunjungi bibinya yang cacat dan menggunakan penyangga kaki akibat kecelakaan sepeda. Saat itulah ia ingin dirinya menjadi seperti itu. Usia sembilan tahun ia alami kecelakaan dan derita patah leher. Kala itu ia berharap jika yang patah adalah kakinya. Dalam kehidupan seharihari Chloe Jennings-White tak takut lakukan tindakan berbahaya yang mengancam kakinya. Ia justru berharap agar kakinya lumpuh. Wanita berusia 58 tahun ini meyakini kedua kakinya bukan miliknya dan mengimpikan menjadi lumpuh dari pinggang ke bawah. “Sesuatu di otakku mengatakan kakiku tidak seharusnya ada di sana,” kata Chloe yang dilansir The Sun, Rabu (17/7). “Memiliki sensasi apapun di dalamnya hanya menimbulkan perasaan bersalah.” Selama bertahun-tahun Chloe bertingkah seolah tak memiliki kaki dan selalu menggunakan alat bantu jalan. Namun sejak 2010, ia sepenuhnya duduk di atas kursi roda meski ia bisa saja berjalan normal. Chloe pernah menemui dokter untuk membantunya menjadi cacat dengan memotong saraf siatik dan femoralis. Hanya saja, upayanya terganjal masalah biaya yang mencapai biaya ribuan dolar AS. “Aku tidak pernah mampu membayarnya, tapi aku tahu benar, aku tidak akan menyesal jika melakukannya,” katanya. (net/rzl)
pengungsi Gampong Rajawali, Kec. Ketol, Aceh Tengah, yang menampung warga Gampong Bah dan Serempah, dua desa terparah dampak gempa itu. Gampong Bah berpenduduk 317 jiwa atau 76 (KK) dan tercatat empat orang meninggal. Gampong ini rencananya akan direlokasi bersama Kampung Serempah yang hilang akibat tanah desa yang amblas. Sementara penduduk Serempah tercatat lima orang
tugas tanggap darurat,” sebut gubernur. Ketika Waspada mempertanyakan dana Rp64 miliar, tanggap darurat itu berapa persen yang sudah dicairkan, hingga hari ke 15 gempa, gubernur di hadapan peserta rapat koordinasi itu tidak menjawab pertanyaan Waspada, namun secepatnya mengakhiri konferensi pers itu. Berdasarkan catatan, seharusnya dana tanggap darurat senilai Rp 64 miliar itu merupakan dana siap pakai (DSP), namun pencairannya sampai sekarang belum jelas. Sementara DSP pusat senilai Rp800 juta langsung cair dan dapat dimanfaat segera. Kabupaten Aceh Tengah yang mengalami musibah ini, juga telah menghabiskan dana tanggap darurat Rp300 juta yang merupakan DSP. Seharusnya kabupaten yang dilanda musibah ini dapat menghemat DSP, karena ada dana dari provinsi senilai Rp 64 miliar. Namun bila ditunggu dana DSP dari provinsi ini dengan birokrasi yang berbelit, para korban gempa di Gayo
Berita Utama
A2 Shalat Agar Berdaya Saing Oleh: Syahrin Harahap SELAIN sebagai praktik ritual, shalat merupakan ibadah yang mengandungsimpul-simpul daya saing dan kesuksesan. Dalam ibadah ini deperankan karakter seorang muslim yang suksesdanberdayasaing.Akan tetapis halat disini dipahami tidak terbatas pada praktek fisik melainkan pekerjaan dan praktek batin manusia dalam mengabdi kepada Tuhannya dan dalam mencapai kesuksesan hidupnya. Jika diperhatikan, hampir semua ketentuan dan gerakan dalam shalat menyimbolkan sikap-sikap seorang yang berdayasaing. Di antaranya:Pertma, niat yang mengawali pelaksanan shalatmenyimbolkanvisi yang jelas terhadap sesuatu yang hendak dikerjakan. Kedua, takbir yang menunjukkan adanya kesadaran bahwa ada kekuatan yang mensuppor dan memberi sugesti baginya dimana ia bekerja dan berusaha. Ketiga, ruku’ dansujud, gerakan yang menyimbolkan kerendahan hati dan kesungguhan. Keempat, salamdi akhir pelaksanaan shalat menyimbolkan kepedulians osial. Kelima, Ketepatan waktu yang menyimbolkan kedisiplinan.
Lanjut ke hal A5 kol 1
Waspada/Ist.
Gubernur Aceh Ubah Tanggap Darurat Jadi Transisi Darurat TAKENGEN (Waspada): Gubernur Aceh Zaini Abdullah mengubah status tanggap darurat gempa Gayo yang berakhir 16 Juli 2013 menjadi masa transisi darurat, hingga 10 Agustus mendatang. Anggaran tanggap darurat juga diubah menjadi anggaran masa transisi darurat.Dana yang beralih ke transisi darurat tetap Rp64,9 miliar lebih. Tetapi, dana itu mulai dipersoalkan karena semua dikendalikan gubernur dengan melibatkan SKPA. Sedangkan, pejabat dinas yang dipercayakan gubernur untuk menangani tanggap darurat dengan dana tersebut tidak pernah muncul di Aceh Tengah. Dalam pertemuan dengan wartawan di Oproom kantor Bupati Aceh Tengah, Rabu (17/7), Waspada menanyakan sikap Gubernur Aceh yang mulai berkantor di Aceh Tengah , namun tak didukung SKPA. Bahkan, dalam rapat koordinasi , para SKP Aceh tidak hadir. Tapi, Gubernur berkilah, walaupun SKPA tak hadir di bumi Gayo, namun orang kepercayaannya senantiasa berkoordinasi dalam menangani masa tanggap darurat di AcehTengah dan Bener Meriah. Menyinggung persentase dana yang sudah dicairkan dari Rp64 miliar hingga hari ke 15 gempa, Gubernur di hadapan peserta rapat koordinasi, tidak menjawab.Namun, secepatnya meng-akhiri konferensi pers itu. Berdasarkan catatan, seharusnya dana tanggap darurat senilai Rp 64 miliar itu merupakan dana siap pakai (DSP), namun pencairannya sampai sekarang belum jelas. Sementara DSP pusat senilai Rp800 juta langsung cair dan dapat dimanfaatkan warga. Sedangkan, Kab. Aceh Tengah yang mengalami musibah ini, juga telah menghabiskan dana tanggap darurat Rp300 juta dari DSP. Seharusnya kabupaten yang dilanda musibah ini dapat menghemat DSP, karena ada dana dari provinsi senilai Rp 64 miliar. Namun bila ditunggu dana DSP dari provinsi, para korban gempa di Gayo terancam kelaparan. Sementara, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono dalam kunjungannya mininjau korban gempa menjanjikan bantuan untuk rumah rusak berat diberi Rp40 juta, rusak sedang Rp20 juta dan rusak ringan Rp10 juta. Sebelumnya, Gubernur mengatakan dana tanggap darurat atau peralihan masa pemulihan senilai Rp 64,9 miliar diplot untuk 6 cabang kegiatan utama. Yakni pangan dan logistik Rp 21 miliar, fisik Rp 25 miliar, kesehatan Rp 1,8 miliar, Bina Marga Rp 721 juta, pendidikan Rp 13,8 miliar dan Badan Penanggulangan Jawaban Problem Catur, Bencana Aceh Rp 1,96 miliar. Untuk korban yang meninggal TTS Dan Sudoku dunia akibat gempa per orang, Dinas Sosial menyediakan uang Dari Halaman Sport. duka Rp 4 juta. (b32/cb09/b33)
Jawaban Problem Catur:
Ada-ada Saja ...
1. BxGf8+, Rg7.
pengidapnya cenderung ingin merasakan tubuhnya menjadi cacat.Pada usia empat tahun, Chloe pernah mengunjungi bibinya yang cacat dan menggunakan penyangga kaki akibat kecelakaan sepeda. Saat itulah ia ingin dirinya menjadi seperti itu. Usia sembilan tahun ia alami kecelakaan dan derita patah leher. Kala itu ia berharap jika yang patah adalah kakinya. Dalam kehidupan seharihari Chloe Jennings-White tak takut lakukan tindakan berbahaya yang mengancam kakinya. Ia justru berharap agar kakinya lumpuh. Wanita berusia 58 tahun ini meyakini kedua kakinya bukan miliknya dan mengimpikan menjadi lumpuh dari pinggang ke bawah. “Sesuatu di otakku mengatakan kakiku tidak seharusnya ada di sana,” kata Chloe yang dilansir The Sun, Rabu (17/7). “Memiliki sensasi apapun di dalamnya hanya menimbulkan perasaan bersalah.” Selama bertahun-tahun Chloe bertingkah seolah tak memiliki kaki dan selalu menggunakan alat bantu jalan. Namun sejak 2010, ia sepenuhnya duduk di atas kursi roda meski ia bisa saja berjalan normal. Chloe pernah menemui dokter untuk membantunya menjadi cacat dengan memotong saraf siatik dan femoralis. Hanya saja, upayanya terganjal masalah biaya yang mencapai biaya ribuan dolar AS. (net/rzl)
2. Bg8+, RxB. 3. Me8+, Rg7. 4. Mf8+mat. Atau 2. Gf6+, MxG. 3. e5xM+, RxB. 4. Md8+mat. Jawaban TTS: TTS
Santapan Ramadhan
Jawaban Sudoku: 7 3 9 4 8 6 5 9 2
8 5 1 2 3 9 4 1 7
4 2 6 7 1 5 3 6 8
2 8 3 5 6 4 7 2 1
9 1 4 3 2 7 8 5 6
5 6 7 1 9 8 9 4 3
3 4 5 6 7 2 1 8 9
6 7 8 9 5 1 2 3 4
1 9 2 8 4 3 6 7 5
Kamis 18 Juli 2013
83 Dari 109 Napi Buron Belum Teridentifikasi MEDAN ( Waspada): 83 dari 109 narapidana kabur dari Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas I Tanjung Gusta Medan, belum teridentifikasi. Hal itu diungkapkan Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Klas I A Tanjung Gusta Medan Muji Raharjo di Lapas Klas I Tanjung Gusta, Rabu (17/7). “Sampai saat ini data yang kita terima dari pusat, dari 212 narapidana yang melarikan diri pasca kerusuhan, hanya 139 orang yang teridentifikasi, sedangkan 83 lainnya belum teridentifikasi,” ujarnya. Sementara yang ditangkap maupun yang menyerahkan diri, lanjut Muji, sebanyak 103 orang. “Artinya narapidana yang belum tertangkap sekitar 109 orang, ada 26 napi yang sudah kita serahkan datanya ke kepolisian untuk dilakukan pencarian selain 83 napi yang belum teridentifikasi tersebut,” terang Muji. “Begitupun kita terus menunggu data-data dari pusat untuk dicocokkan kembali, mana yang melarikan diri dan
mana yang masih tinggal di Lapas,” ujar Muji dan menambahkan, dari 139 orang yang teridentifikasi, 70 persen adalah pengguna narkoba dan 30 persennya kriminal. 43 Senjata Hangus Pada bagian lain, Muji menyatakan dalam kasus kerusuhan itu sebanyak 43 senjata hangus terbakar dan 18 unit lainnya diselamatkan. “43 senjata ini baik laras panjang dan pendek yang hangus kita serahkan ke Labfor Polri, sedangkan 18 senjata laras panjang dan pendek masih kita gunakan,” ujarnya. Dia mengakui, banyak keluarga narapidana mengeluhkan permasalahan kunjungan yang hingga saat ini masih tidak dapat diberikan masuk untuk berjumpa langsung dengan napi. Hal ini akan kita pikirkan,” kata Muji. PP No. 99 tak berlaku surut Perihal adanya permintaan narapidana terhadap PP No. 99 Tahun 2012, Kadiv Pemasyarakatan KemenkumhamWilayah Sumut Amran Silalahi menyatakan, peraturan tersebut tidak
berlaku surut. Surat Menteri Hukum dan HAM yang menyatakan PP 99/ 2012 tidak berlaku surut segera disosialisasikan kepada napi Lapas Tanjung Gusta,” ujarnya di Lapas Tanjung Gusta, Rabu (17/7). Sosialisasi ini, lanjutnya, diharapkan dapat menenangkan narapidana sehingga kerusuhan tidak terulang kembali. Dan berharap sosialisasi itu dapat membuat para napi lebih mengerti bahwa PP 99/2012 tidak berlaku surut. Dengan begitu, napi yang status hukumnya berkekuatan hukum tetap sebelum 12 November 2012, saat PP 99/2012 diundangkan, peraturan itu tidak berlaku kepada mereka. Karena PP 99/2012 dinyatakan tidak berlaku surut, maka jumlah napi yang akan mendapat remisi hari besar keagamaan pada Idul Fitri dan remisi umum 17 Agustus mendatang kemungkinan bertambah. Hanya, pihak Kemenkum HAM Sumut belum bisa memastikan angkanya, karena mereka masih melakukan pendataan. (m38)
Keluarga Belum Diizinkan Besuk KORBAN gempa mulai memperbaiki rumahnya yang hancur akibat gempa.
WASPADA
MEDAN (Waspada): Sepekan setelah kerusuhan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas I Tanjung Gusta, pihak LP belum membolehkan para keluarga maupun pribadi memasok makanan, minuman secara langsung. Larangan itu disebarkan melalui kertas pengumuman yang ditempelkan di tiang depan pintu utama dan gerbang pagar masuk halaman Lapas. Pantauan Waspada, Rabu (17/8) siang, kertas pengumuman bertulisan: Kepada memasok barang dan minuman yang diperjual belikan maupun pribadi untuk sementara tidak diperbolehkan masuk ke dalam Lapas Klas I Medan, sampai batas waktu yang belum ditentukan. Surat itu ditandangani Ketua Koperasi dr. Naik Suryanta, M.Kes dan KPLP Asef Sutandar, A.Md, IP, S.Sos, MSi. Sementara, empat orang mengenakan baju bertulisan “Warga Binaan Lapas (WBL) Klas I Medan” sedang bekerja memperbaiki pintu gerbang utama masuk Lapas dengan cara mengelas bahkan menutup lubang kecil agar keluarga narapidana tidak bisa melihat ke dalam. Se-
Waspada/Abdullah Dadeh
DUA unit peralatan pemantau virus flu burung dari luar negeri mulai diangkut ke mobil untuk dibawa ke Bandara Kualanamu maupun Pelabuhan Belawan, Rabu (17/7).
Manajemen KNIA ... Angkat barang Pantauan Waspada, terlihat kegiatan di Bandara Polonia Medan bersiap-siap diboyong ke Kualanamu. Sementara dua unit peralatan pencegah flu burung, SARS dan flu babi dari Karantina Kesehatan Bandara Polonia diangkat ke atas mobil pick up untuk dipindahkan ke KNIA bahkan ke Pelabuhan Belawan, Rabu. Dr Marulia Tua Siahaan, staf Karantina Kesehatan Bandara Polonia membenarkan, peralatan canggih memantau virus flu asal luar negeri di terminal kedatangan dan keberangkatan luar negeri mulai dipindahkan. Kesan yang terekam di Bandara Polonia sejak seminggu belakangan ini seperti keadaan darurat (emergency), sehingga membuat pemakai jasa bandara menjadi bingung. Ju-
ga para sopir taksi yang mengangkut penumpang di terminal kedatangan dalam negeri bahkan luar negeri. Masalahnya, TV monitor jadwal kedatangan pesawat sudah diangkat sejak, Selasa (16/7). Secara terpisah, Ketua Tim Koordinasi Percepatan Pembebasan Lahan (P3L), Zulkifli Taufik menyatakan pemerintah berupaya memberikan uang kerohanian kepada warga Dalu X dan Desa Telagasari Tanjungmorawa, yang mengaku tanahnya belum dibayar. Namun, pihaknya akan meminta payung hukum kepada Kejatisu agar tidak menjadi masalah. Menurut Zulkifli, lahan yang dijadikan akses non tol menuju KNIA yang diakui milik warga Desa Dalu X dan Desa Telagasari merupakan HGU PTPN II.Hal itu, kata Zulkifli, diperkuat oleh Ka. BPN dan pihak PTPN II. “Dari 20,7 Ha lahan HGU dan eks HGU yang terkena ar-
teri seluas 1,03 ha. Oleh karenanya untuk kepentingan publik, PTPN II menerima pembayaran ganti rugi atas tanah pada 26 Juni senilai Rp144 juta,” sebut Kamaruzaman, dari PTPN II. Menurut Zulkifli, saat itu timnya meminta bantuan kepada PTPN II untuk mendistribusikan uang kompensasi kepada penggarap yang sudah mendirikan bangunan di lahan 1,03 Ha tersebut. Namun PTPN II menolak. “Maka kami meminta petunjuk dari Kejati soal pemberian uang kompensasi agar tidak salah persepsi karena ini bentuk kepedulian Pemprovsu terhadap masyarakat. Intinya, pemerintah sudah membebaskan lahan di Desa Daluh X danTelagasari,” ujarnya. Ia menyesalkan adanya warga yang sudah menerima kompensasi mengaku memiliki sertifikat tapi tidak bisa menunjukkan sertifikatnya. (m32/a06/m16)
7 Kabupaten Di Sumut Siap Laksanakan Pilkada September – Desember 2013 Waspada/Ismanto Ismail
PETUGAS TNI dan pihak LP mencatat dan memeriksa barang yang dibawa keluarga narapidana untuk diberikan kepada keluarga mereka yang ditahan di Lapas Klas I Tanjung Gusta Medan. dangkan sipir, TNI dan Polri terus berjaga untuk mengantisipasi hal yang tidak diinginkan. Sedangkan, para keluarga narapidana yang datang ke Lapas Klas I Tanjung Gusta belum diperbolehkan menemui keluarga mereka yang ditahan. ”Kami jauh-jauh dari Aceh khusus melihat keadaan keluargaku
yang ditahan dan sekaligus untuk mengetahui kesehatannya, tapi tak bias masuk,’’ ungkap seorang pengunjung berusia 25, yang enggandisebutnamanyakepada Waspada. Ia hanya menitipkan makanan untuk keluarganya yang ditahan melalui penjagaan di depan pintu masuk halaman Lapas tersebut. (m36)
MEDAN (Waspada): Tujuh kabupaten di Sumatera Utara siap melaksanakan pemilihan kepala daerah. ‘’Dalam rakor ketujuh KPU daerah menyatakan sudah memasuki tahapan-tahapan Pilkada yang harus diselesaikan di 2013,’’ kata Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumut Surya Perdana di Medan, Rabu (17/7), seusai rapat koordinasi sehari sebelumnya dengan tujuh KPU daerah, di kantor KPUD Sumut, Jalan Perintis Kemerdekaan Medan. Menurut Surya, ketujuh kabupaten tersebut, Deliserdang, Padang Lawas, Dairi, Tapanuli Utara, Padang Lawas Utara, Batubara dan Langkat. Surya merincikan, Pilkada Deliserdang
putaran I pada 23 Oktober 2013 dan putaran kedua 27 Desember dengan 6 pasangan calon perseorangan, sementara dari Parpol belum ada. Pilkada Dairi 10 Oktober 2013 (putaran I) dan putaran II 10 Desember 2013 dengan 4 pasangan calon dukungan Parpol. Pilkada Padang Lawas (Palas) putaran I pada 11 September 2013 dan putaran II pada 7 November 2013 dengan 2 pasangan dukungan Parpol dan 2 pasangan perseorangan. Pilkada Batubara 19 September 2013 (putaran I) dan putaran II pada 16 November 2013, dengan 4 paslon dukungan Parpol dan 2 pasangan perseorangan. Pilkada Langkat 23 Oktober 2013
(putaran I) dan putaran II pada 19 Desember 2013 dengan 2 paslon dukungan Parpol dan 2 pasangan perseorangan. Pilkada Tapanuli Utara putaran I pada 10 Oktober 2013 dan putaran pada 11 Desember 2013 dengan 5 paslon dan 1 paslon perseorangan. Pilkada Padang Lawas Utara (Paluta) putaran I pada 14 Agustus 2013 dan putaran II pada 4 Oktober 2013 dengan 4 pasangan perseorangan dukungan Parpol dan 1 pasangan perseorangan. Menjawab pertanyaan perihal pengumuman Daftar Calon Tetap (DCT) calon legislatif DPRD Sumut, Surya Perdana mengatakan, pada 23 Agustus hingga 25 Agustus 2013.(m34)
Jokowi Capres Paling Disukai Publik Versi Survei PDB
Antara
GUDANG MAKANAN TERBAKAR DI MABAR: Sejumlah petugas pemadam berusaha memadamkan api yang menghanguskan tiga ruko yang berfungsi sebagai gudang makanan, di Jl. Yos Sudarso, Mabar, Rabu (17/7). Kebakaran tersebut diduga akibat hubungan pendek arus listrik. Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.
AS Kutuk ... mengambil sumpah satu Kabinet baru Selasa yang meliputi beberapa wanita dan warga Kristen, namun tidak ada tokoh IM yang ikut ambil bagian dalam pemerintahan yang didukung militer itu. Pemerintah baru itu lebih banyak wajah tokoh liberal yang selama ini berbenturan dengan Moursi dan pendukungnya. Selama hampir dua tahun sejak penggulingan otokrat Hosni Mubarak, negeri itu telah terpecah dua, satu dipimpin oleh Moursi, IM dan se-
kutu Islamisnya dan kelompok lainnya dipimpin oleh tokoh sekular, liberal, Kristen dan Muslim moderat. Para petinggi IM pun tidak mengakui kabinet yang baru dibentuk ini. Sebelumnya, Presiden Mansour menyatakan IM dipersilakan untuk bergabung dalam kabinet, tetapi ditolak mentah-mentah oleh kelompok Islamis itu. Bagi IM, kembalinya Moursi ke tampuk kepemimpinan adalah satu-satunya cara agar mereka bersedia kembali ke lingkungan politik Mesir. Hingga saat ini, IM
Al Bayan ... Dalam bulan yang penuh rahmat Ilahi ini, kita membina diri dan keluarga, masyarakat dan bangsa. Kita ajak mereka beriman dan bertakwa, sebab dengan modal itulah kita selamat di dunia dan akhirat. Mari kita beramal menurut kemampuan kita masing-masing. Dengan iman dan amal shalih, Allah akan meninggikan derajat, memerdekakan jiwa dari kungkungan hawa nafsu dan bisikan setan durjana. Bukan hanya itu Ramadhan dapat memotivasi untuk meraih hal-hal yang terpuji, menyingkirkan hal-hal yang merugi diri sendiri. Pujangga Persia, Syeikh Sa’di bermadah: Inilah Ramadhan, ladang subur tanah imani, tumbuh meranum attar, kesturi, kurma, anggur, zabit dan zaitun. Inilah tanah yang selalu disirami hujan lazuardi, menumbuhkan benih iman surgawi. Bunga-bunga beraneka rona, gemericik sungai rayyani, mengalir di celah-celah bebatuan zamrut, luluk dan marjani. Ya Rabb! Segala puji bagi-Mu, jadilah kami penanam benih di ladang ini. Wahai yang Maha Pengampun, kuatkanlah fisik kami, ta-
bersikeras Moursi dikudeta oleh militer, sementara militer menyebutnya sebagai sebuah koreksi. Pelantikan kabinet baru ini berlangsung di tengah bentrokan baru yang terjadi antara pendukung Moursi dengan pihak keamanan Mesir. Bentrokan terjadi setelah massa berkumpul di Masjid Rabaa Al-Adawiya di Nasr City. “Ini adalah sebuah ku-deta militer yang berkedok revolusi,” ujar Deputi Ketua Partai Kebebasan dan Keadilan Mohamed El-Beltagy, seperti dikutip BBC, Rabu (17/7). (m10)
jamkanlah lidah kami untuk membaca firman-firman-Mu nan suci, kuatkanlah hafalan kami. Hari-hari yang indah ini adalah hari yang lapar dan dahaga, tetapi kenyang bagi jiwa. Hari-hari yang terkendali untuk birahi, tetapi terpacu dalam ruhani.”Wahai lidah, diamlah jangan berkata kotor, wahai mata pejamlah jangan melihat aurat, wahai telinga simaklah yang berita baik-baik, jangan mendengar fitnah dan ghibah. Wahai tangan dan kaki, gerakanmu terekam untuk diminta pertanggungjawaban di yaumil kiamat nanti. Ulama Arab Saudi, Syeikh Abdullah bin Muhammad bin Ahmad Ath-Thaiyyar dalam kitabnya, Ashshiyam Ahkamun wa Aadaabun, berkata: Seandainya kaum Muslimin mengenal Ramadhan yang sesungguhnya, sekali Ramadhan saja mereka sudah mampu meraih pangkat takwa, Ramadhan-ramadhan berikutnya mereka menyirami, memupuk dan menjaga ketakwaannya, tetapi sayang, kebanyakan kaum Muslimin tidak mengenal hakikat Ramadhan, mereka menyia-nyiakan bulan yang suci ini dengan kelalaian sampai Ramadhan pergi.
JAKARTA (Antara): Lembaga survei Pusat Data Bersatu (PDB) menempatkan nama Joko Widodo (Jokowi) sebagai calon presiden yang paling disukai (faktor akseptabilitas) oleh responden yang turut serta dalam jajak pendapatpada11-18Juni2013dengan total responden 1.200 orang. “Dalam kategori capres yang
paling disukai, Jokowi berada di urutan pertama. Dia disukai oleh 77,90 persen responden atau jauh di atas Megawati di peringkat empat yang hanya disukai oleh 57,82 persen publik,” kata Peneliti Pusat Data Bersatu, Agus Herta seusai memaparkan hasil survei di Jakarta, Rabu (17/7). Sementaraitu,JusufKalladan
Napi Ditangkap ...
kukan secara spontan, sedangkan sipir Lapas yang melihat peristiwa itu langsung menghindari,’’ kata Syamsul. ‘’ Hal ini membuat amuk napi menjadijadi.Saat melihat pintu utama Lapas terbuka, ratusan napi kabur ke arah kebun ubi penduduk, tembusnyakekebunsawitdiHamparanperak,’’ imbuh Syamsul. “Saya menyusuri kebun berjalan kaki dan sempat jatuh pingsan. Setelah sadar, saya melanjutkan perjalanan dengan jalan kaki menuju KlambirV, Padangbulan Pasar II dan terus menuju ke Jl. HM Joni Medan.’’ Sial, di sini saya tertangkap,’’ kata Syamsul yang mengaku dari Ramadhan pertama hingga Rabu (17/7), ia tidak pernah tinggal puasa.(m36)
Syamsul Bahri Sitorus mengatakan, dia kabur bersama paranarapidanalain,diantaranya napi teroris. Syamsul warga Jl. Sei Kepayang, Desa Sei Lendir, Kec. Sei Kepayang, Asahan , terlibat kasus satu‘ ons sabu dan divonis 10 tahun 6 bulan. Hukumannyasudahdijalani3tahun2bulan. Menurut Syamsul, kericuhan yang terjadi di Lapas Klas I Tanjung Gusta berawal padamnya listrik dan air yang tersendat. Peristiwa itu sudah berulangkali hingga kesabaran teman-teman habis, apalagi banyak napi Muslim yang sedang melaksanakan ibadah puasa. ‘’Aksi para narapidana dila-
Copot Kalapas Tg. Gusta ... Selain itu, lanjut Dedi, diketahui Kalapas tidak mengantisipasi keadaan yang pada saat itu napi membutuhkan air dan listrik karena banyak yang berpuasa. Genset yang ada di Lapas juga tidak berfungsi maksimal, sehingga hal itu memicu kericuhan. “Karena adanya maladministrasi ini, lanjutnya maka Ombudsman merekomendasikan ke Menkumham agar Kepala Lapas Klas I Tanjung Gusta dicopot dari jabatannya. Karena kerusuhan ini merupakan tanggungjawab Kalapas,” ujarnya. Ombudsman juga merekomendasikan agar manajer rayon PLN dicopot dari jabatannya. Karena mereka tidak melakukan tindakan optimal untuk pemulihan keadaan terhadap adanya kerusakan kabel sekunder dan kebakaran travo listrik di Lapas Klas I Tanjung Gusta Medan. “Tindakan antisipasi oleh manajer rayon tidak memadai sehingga menyebabkan situasi di Lapas Klas I Tanjung Gusta Medan tidak terkendali. Untuk itu kita juga merekomendasikan
untuk pencopotan keduanya. Karena mereka ini merupakan orang yang paling bertanggungjawab dalam kerusuhan tersebut,” ujar Dedi. Rekomendasi ini, lanjut Dedi, sabagai sanksi administrasi sesuai UU No. 37 Tahun 2008 tentang Ombudsman RI dan UU No. 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik. “Dengan itu kita mengusulkan agar Kalapas dan Manajer Rayon Helvetia seger dicopot,” tegas Dedi kembali. (m38)
Prabowo Subianto berada di urutan tiga (59,29 persen) serta empat (58,75 persen) atau selisih sekitar satu sampai dua persen di atas Megawati. Jokowi juga memiliki tingkat prosentase elektabilitas yang tinggi per Juni 2013 pada angka 29,57 persen atau naik dibanding Januari 2013 dengan 21,2 persen. “Dari periode Januari-Juni kenaikan elektabilitas Jokowi paling tinggi dibandingkan calon-calon lainnya,” kata dia. Gubernur DKI Jakarta itu mencatatkankenaikanyangtinggi dalam rentang Januari-Juni 2013 dengan selisih mencapai sekitar delapan persen. Berbeda dengan figur lain yang hanya mencatatkanperubahanantara1-3persen. Sebagai contoh poin elektabilitas Prabowo Subianto mengalami kenaikan yang tidak begitu tinggidari17,1perJanuarimenjadi 19,83padaJuni.SedangkanMegawati naik dari 11,5 menjadi 13,08. Aburizal Bakrie yang sering melakukan publikasi di media juga tidak mengalami kenaikan signifikan dari 9,7 menjadi 11,62. Meski begitu, capres yang akrab disebut dengan ARB itu menjadi figur yang paling diingat karena kerap melakukan sosialisasi di media. Dalam kategori capres yang paling diingat (top of mind) dia menempati posisi tertinggi dengan prosentase 21,82. Pada posisi kedua diisi oleh Prabowo dengan 20,59 dan selanjutnya Jokowi 17,46. “ARB menjadi capres yang paling diingat publik. Namanya menjadi nama yang disebut pertama kali oleh 21,82 persen responden berkat sosialisasi di media,” katanya.
Luthfi Akui Darin Istri ... Jaksa Rini Triningsih yang membacakan dakwaan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) atas Luthfi menguraikan bahwa Luthfi diketahui menikah dengan Sutiana Atikah, istri pertamanya pada tahun 1984. Dari hasil pernikahan pertama itu, Luthfi dikaruniai 12 orang anak. Kemudian pada September 2000 politikus PKS itu menikah dengan seorang wanita bernama Lusi Tiarani. Dari hasil pernikahan itu, Luthfi dikaruniai tiga orang anak. “Pada Desember tahun 2012, terdakwa menikahi Darin Mumtazah,” kata jaksa Rini Triningsih. Luthfi didakwa dengan sengaja menempatkan, mentransfer, membayarkan, atau membelanjakan, menghibahkan, menitipkan harta kekayaan dari hasil tindak pidana korupsi. Salah satu modusnya adalah menggunakan tiga orang istrinya itu. Selain didakwa menerima suap terkait pengurusan penambahan kuota impor daging PT Indoguna Utama di Kementerian Pertanian, Luthfi juga didakwa melakukan tindak pidana pencucian uang.(vn)
Luar Negeri
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
Catatan Ringan Perjalanan Umrah (8):
Kerja Oke Ibadah Pun Oke HAMPIR semua bangunan, kecuali tempat kelahiran Nabi Muhammad SAW di kawasan Pasar Seng sudah rata dengan tanah. Artinya, tidak hanya ratusan bangunan bertingkat saja yang dihancurkan, tapi juga bukit-bukit terjal di sekitarnya ikut diratakan dengan alat berat dan dinamit. Kawasan Pasar Seng hingga mendekati perkuburan Maqla sudah selesai diratakan, menyusul bangunan di belakang Zamzam Tower danHotelHilton,kondisinyabarusekira25persen.Nantinyamegaproyek Masjidil Haram sampai jembatan layang kawasan Misfalah. Bisa dibayangkan betapa luasnya areal shalat Baitullah di masa mendatang. Di kiri dan kanan megaproyek 2020 dibangun hotel-hotel dan apartemen serta pusat perbelanjaan menyerupai blok-blok dengan desain yang hampir sama untuk menampung jamaah yang setiap tahunnya semakin banyak datang dari seluruh dunia. Indonesia terpaksa membuat daftar tunggu sampai 10 tahun lebih. Di Malaysia bahkan sudah melewati 20 tahun lebih, sehingga teman dari Johor, Malaysia, mengatakan, ‘’jatah haji di Malaysia saat ini bukan lagi buat kita —orang tua—, tapi jatahnya anakanak dan cucu.’’Itu saking banyaknya minat umat Islam memenuhi panggilan Nabi Ibrahim as menjalankan ibadah haji sebagai rukun Islam kelima. Pembangunan megaproyek Masjidil Haram 2020 tidak hanya luar biasa di bagian luar.Saat ini,renovasi areal dalam pun memasuki pembangunankawasantawafsehinggamautidakmaumengganggu jamaah. Masalahnya hanya di lantai satu saja bisa dipakai tawaf. Lantai atasnya tidak bisa lagi digunakan karena bangunan sejajar dengan Hijir Ismail dan Multazam sudah diruntuhkan, sehingga jutaan jamaah haji nantinya hanya menggunakan lantai 1 untuk tawaf. Itu sebabnnya pemerintah Arab Saudi membatasi jumlah jamaah haji, masing-masing negara mendapat pengurangan kuota 20persen.BeritaterbaruyangdibawaMenagSuryadharmaAlisepulang dari Arab Saudi, pemerintah setempat menyadari kerawanan yang bakal terjadi di areal tawaf sehingga akan dibuatkan bangunan untuk tawaf di lantai-2, walau sifatnya sementara khusus bagi pengguna kursi roda. Jamaah tentu merasakan betul geliat pembangunan Masjidil Haram dari luar maupun dalam, sehingga sedikit banyaknya mengganggukekhusukanjamaahuntukmelaksanakanritualibadah, seperti shalat dan tawaf, karena terdengar suara-suara berisik saat pengerjakan proyek pelebaran areal tawaf. Saya pun menyempatkan diri bercakap-cakap dengan pekerja asal Indonesia yang mengerjakan proyek pembangunan kawasan tawaf di Masjidil Haram. Menurut mereka, proyek perluasa yang dibangun saat ini untuk menambah daya tampung jamaah tawaf jauh lebih banyak. ‘’Dimulai tahun lalu dengan membongkar seperempat bangunan termasuk merobohkan dua pilar menara sehingga otomatis lantai 2 dan 3 tidak bisa digunakan untuk tawaf,’’ ujar seorang pekerja asal Jawa yang mengaku bergaji Rp5 juta per bulan termasuk lembur setelah melewati pukul 15.00. ‘’Alhamdulillah, senang bisa dipekerjakan di sini. Saya bisa haji. Mau cium Hajaratul Aswad bisa berulangulang, sepi bila selesai musim haji,’’ tambahnya. Salah satu keuntungan jadi pekerja di proyek Masjidil Haram ini, selain dapat upah riyal, juga dapat bonus haji serta pahala shalat lima waktu yang dikalikan seratus ribu. “Shalat di Masjidil Haram lebih utama daripada 100.000 shalat di masjid lainnya.” (HR. Ahmad dan Ibnu Majah). Kesimpulannya, kerja oke, ibadah pun oke. * (Sofyan Harahap - bersambung)
Waspada/Sofyan Hrp
Sejumlah pekerja asal Indonesia tak lupa shalat berjamaah sesamaTKI. Saat tiba waktu shalat semua pengerjaan renovasi dihentikan dan baru kembali bekerja usai shalat dan makan siang.
Kapal Selam Israel Serang Syria LATAKIA, Israel (Waspada): Pimpinan Dewan Militer dari kelompok oposisi Free Syrian Army (FSA) Mustafa Abed Al Kareem melaporkan Israel melakukan serangan ke Kota Latika. Serangan itu menurutnya berasal dari laut. “Ini serangan yang bukan berasal dari darat, melainkan serangan dari laut. Israel melakukan serangan dari kapal selam mereka,”jelasAlKareem,sepertidikutip Ynet, Selasa (16/7). “Serangan itu dilancarkan ke tempat penyimpanan senjata, termasuk rudal Yakhont yang berada di sekitar Latakia,” jelasnya. Al Kareem menambahkan, setelah dilakukan pemeriksaan, sekiralimapasokansenjatadipastikan rusak atas serangan itu. Namun pihak Israel hingga saat belummemberikankonfirmasiapapun tentang serangan itu. Serangan Israel ke Syria di tengah perang saudara yang berkecamuk bukan pertama kalinya terjadi. Sebelumnya, 5 Mei lalu Israel juga melancarkan serangan udara ke Syria. Serangan tersebut
menghantam sebuah pusat penelitianmiliteryangberadadidekat Damaskus.
Serangan ini merupakan serangan kedua Israel terhadap Syria. Apa yang dilakukan oleh NegaraYahudi itu menunjukkan ekskalasi keterlibatan Israel dalam perang saudara di Syria. Sebelumnya, Israel menegaskan pihaknya tidak akan mengizinkan senjata canggih dari Suriah jatuh ke tangan kelompok Hizbullah di Lebanon. Selama
22 Anak Tewas Setelah Memakan Santapan Gratis PATNA, India (AP): Sekurangkurangnya22anaktewasdanlebih dariduapuluhlainnyasakitsetelah memakan santapan makan siang yang tercemar obat serangga, demikianmenurutsejumlahpejabat India Rabu (17/7). Tidak segera diketahui bagaimana bahan kimia itu masuk ke dalammakanandisatusekolahdi Bihar, negara bagian IndiaTimur. Seorang pejabat mengatakan makananitumungkintidakdicuci dengan baik sebelum dima-sak.
Anak-anak, yang berusia antara 5 dan 12, jatuh sakit Selasa segera setelah memakan santapan siang di desa Gandamal di Masrakh, 80 km utara Patna, ibukota negara bagian Bihar. Pihak berwenang sekolah segera menghentikanpelayananmakan nasi, lentil, kedelai dan kentang ketika anak-anak mulai muntah. Savita, seorang mahasiswa 12 tahun yang hanya menggunakan satu nama, mengatakan dia merasa sakit perut setelah
Banyak Perusahaan Penyelenggara Haji Berencana Naikkan ONH JEDDAH, Arab Saudi (Waspada):KeputusanpemerintahArab Saudi untuk mengurangi jumlah jamaahasingdandomestiktahun inimenyebabkanbanyakperusahaan penyelenggara Haji dan Umrah di kerajaan padang pasir itu akan menaikkan ongkos naik haji (ONH) sampai 35 persen. Saad Al-Qurashi, seorang anggota Komisi Haji dan Umrah di Kamar Dagang dan Industri Makkah, mengatakan bahwa ongkos Haji akan naik tahun ini sebagaikompensasipengurangan jumlah jamaah, yang menambahkan bahwa jumlah pengunjung Umrah Ramadhan ini telah dikurangi sampai 50 persen. Penurunan jumlah jamaah akan berlanjut sampai tiga tahun ke depan, katanya, yang menambahkan bahwa perusahaan-perusahaanpenyelenggaraHajisaat ini sedang mencari solusi bagi setiap problem keuangan. “Kami telah memiliki satu jumlahterbataspengunjungUmrahselamaRamadhan,yangtelah dikurangi sampai 50 persen. Begitupun,sebagianbesarperusahaan penyelenggara Umrah yang berusaha untuk mencari solusi dengan menerapkan satu rencana baru untuk menyeimbangkan berkurangnya jamaah dan harga ongkosnaikHaji,”kataAl-Qurashi
ini Hizbullah dikenal sebagai sekutu terdekat Pemerintahan Presiden Syria Bashar Al-Assad dan musuh utama dari Israel. Dua serangan sebelumnya yang dilakukan oleh Israel berlangsung pada Januari dan Jumat 3 Mei lalu. Kedua serangan itu ditargetkan kepada pengiriman senjata yang diduga ditujukan kepada Hizbullah.
kepada Arab News Selasa (16/7). “Sebagian besar perusahaan penyelenggara Haji dan Umrah akanmenyiapkandirimerekauntuk menjadi tuan rumah jamaah yang sedikit. Perusahaan-perusahaan penyelenggara Haji dan Umrah akan menaikkan harga mereka guna menghindari kerugian yang disebabkan menurunnya jumlah jamaah,” katanya. Pemerintah Arab Saudi barubaru ini mengumumkan bahwa pihaknya akan mengurangi jumlahjamaahasingsampai20persen dan jamaah domestik sampai 50 persen tahun ini. Mufti Besar SheikhAbdulAzizAl-Asheikhjuga telah menyatakan dukungannya bagi langkah tersebut, dengan mengatakan langkah itu diambil demi kepentingan umum. Tahun 2012, perusahaan penyelenggara Haji domestik me-
ningkatkan harga sampai 30 persen. Salah satu alasan yang diberikanolehperusahaan-perusahaan itu adalah bahwa mereka harus menggaji pekerja tambahan dengan bayaran yang mahal. Alasan lain kenaikan itu karena naiknya harga daging dan komoditi lain. “Turunnya jumlah jamaah seharusnya menurunkan harga karena rendahnya permintaan. Perusahaan penyelenggara Haji dan Umrah di antara mereka tidak setuju kenaikan harga pelayanan mereka,” kata ekonom Fadal Abu Ainain. “Padatahun2012,perusahaan penyelenggara Haji dan Umrah meningkatkanhargakarenatingginya permintaan. Ada sekitar 3 juta jamaahsaatitu.Perusahaan-perusahaanituseharusnyamenghindari permainanhargatahunini,”katanya menambahkan.(an/m10)
Utusan Vatikan Minta Maaf Terkait Komentar Allah KUALA LUMPUR, Malaysia (Waspada): Vatican Apostolic Nuncio (dutabesar) untuk Malaysia, Uskup Joseph Marino, telah menjelaskankepadaMenteriLuar Negeri bahwa dia tidak pernah berusaha untuk mencampuri masalah dalam negeri Malaysia. Dalam satu pernyataannya, Wisma Putra mengatakan Marino juga telah meminta maaf karena kesalahpahaman dan ketidaknyamanan tentang komentarnya mengenai masalah Allah. Dikatakannya, Menlu Datuk Seri Anifah Aman telah memanggil Marino kemarin sehubungan dengan pandangannya mengenai masalah itu. “Menteri tersebut telah menarik perhatian Uskup itu bahwa penegasannyadimediatelahmenyebabkan satu kontroversi dan menciotakan reaksi keras masyarakat. Utusan Vatikan itu mengucapkan permintaan maafnya kepada Menlu Datuk Seri Anifah Aman. Permintaan maafnya itu terkait komentarnya tentang isu penggunaan kata ‘Allah.’ Dalam pernyataannya, Marino mengatakan bahwa dirinya tidak bermaksud untuk mencampuri urusan dalam negeri Malaysia. Sebelumnya Marino mengeluarkan komentartentangisupenggunaan kata ‘Allah’ dalam publikasi nas-
rani, yang ditolak oleh umat Muslim Malaysia. “Komentar itu tidak pernah bermaksud untuk mencampuri urusan dalam negara Malaysia. Saya mengucapkan permintaan maaf atas kekisruhan yang disebabkan,” ujar Marino dalam pernyataannya, seperti dikutip The Star, Rabu (17/7). Marino sepertinya melakukan pertemuan tertutup dengan Menlu Anifah, untuk membahas komentarnya. Tidak diketahui secara pasti apa isi pertemuan tersebut. Kritikan terhadap Marino marak di kalangan masyarakat Malaysia, ketika dirinya menggambarkan penggunaan kata “Allah” dalam publikasi Nasrani sangat logis dan bisa diterima. Selama ini, kelompok warga di Malaysia menolak penggunaan kata itu dan menuntut publikasi Nasrani menggunakan kata lain. (thestar/m10)
Indonesia Akan Ratifikasi Perjanjian Asap ASEAN KUALA LUMPUR, Malaysia (Waspada):Indonesiaakanmeratifikasi Perjanjian Polusi Kabut Asap Lintas Batas ASEAN menjelang akhir tahun ini, kata Menteri Lingkungan Malaysia Prof Dr Balthashar Kambuaya. Dia mengatakan persoalan akan dibahas diParlemenIndonesiauntukmenentukan kepurtusan finalnya. “Daripihakpemerintahkami, semuanya sudah siap. Pemerintah Indonesia telah memaraf perjanjian itu, namun kami harus membahasnya lagi di Parlemen,” katanya di depan para wartawan dalam satu temu pers bersama di Kuala Lumpur pada hari terakhir pertemuan tiga hari dalam usaha mencari solusi terhadap problem kabut asap itu. Ketika ditanya kenapa pemerintah Indonesia membutuhkan waktu lama untuk meratifikasi perjanjian itu, Dr. Kambuaya mengatakan, “karena Indonesia memiliki banyak partai. Kami harus membahas dengan siapa saja untuk meyakinkan Parlemen kami akan menyetujui untuk meratifikasi itu.” “Saya mau mengatakan bahwameskikamibelummeratifikasi perjanjian itu, kami telah siap untukmelaksanakandanmeletakkan beberapa pasal dalam perjanjian tersebut,” katanya.(Bernama/ thestar/m10)
makan kedelai dan kentang dan mulai muntah. “Saya tidak tahu apa yang terjadi setelah itu,” kata Savita. Menteri Pendidikan M.M Pallam Raju mengatakan seorang juru masak sekolah juga meninggal.Korbantewassemuladelapan orangnaikmenjadi22orangRabu. Penyebabsesungguhnyabaruakan diketahui setelah pemeriksaan mayat dan tes contoh makanan, kataparadokterdanpejabat.(m10)
A3 China Larang Muslim Uighur Berpuasa Dan Masuk Masjid BEIJING, China (Waspada): Pemerintah China terus melarang warganya untuk melakukan ibadah agama. Kali ini, mereka melarang Muslim Uighur untuk memasuki masjid dan bahkan mengganggu Muslim Uighur yang berpuasa di siang hari. “Diusung atas dasar menjaga stabilitas dan dan keamanan, Pemerintah China melakukan tindakan represif terhadap Muslim Uighur. Ini termasuk mengincar warga Muslim yang tengah berdoa dan mempelajari agama,” ujar peneliti US Commission on International Religious Freedom (USCIRF), Dr Katrina Lantos Sweet, seperti dikutip South China Morning, Selasa (16/7/2013). “Tindakan ini bukanlah upaya untuk menjaga kestabilan dan keamanan, namun justru menciptakan ketidakstabilan dan ketidakamanan warga,” lanjutnya. Di awal Ramadan, Pemerintah China menerapkan berbagai larangan bagi warga Muslim untuk melakukan ibadah. Mereka melarang warga Muslim untuk berdoa di masjid serta mengganggu umat Muslim yang melakukan puasa. Bahkan ada dari mereka yang diberikan buah-buahan dan minuman. Menurut Jurubicara World Uighur Congress Dilxadi Rexiti, beberapa pejabat pemerintah merangsek masuk ke rumah-rumah milikwargaUighuruntukmemberikanbuahdanminuman.Tindakan itu dilakukan di siang hari, ketika warga Uighur tengah berpuasa dan dipaksa untuk berbuka puasa. Rexiti juga menuduh pihak berwenang setempat melarang pengajian dan mengawasi dengan ketat tempat ibadah. Pihak berwenang juga terus mengawasi masjid di Kota Karamay, setiap waktu. Larangan-larangan ini dikonfirmasi oleh USCIRF dalam laporan tahunannya. Berdasarkan laporan itu, banyak Muslim Uighur yang dipenjara karena melakukan aktivitas ibadah. Pegawai pemerintah, dosen dan mahasiwa juga akan didenda jika mereka melakukan puasa. Laporan lain yang dikeluarkan oleh Uighur American Association (UAA) pada April lalu, memaparkan seorang pemilik restoran dari Hotan yang akan didenda bila menutup restorannya di hari puasa.Bahkandendaituditerapkanbilarestoranitutengahdirenovasi. UAAmengkhawatirkantindakanPemerintahChinabisamemicu kemarahan warga Uighur. Bukan tidak mungkin kerusuhan akan kembali terjadi karena tindakan represif tersebut. (ok/r-m10)
Ekonomi & Bisnis
A4
WASPADA Kamis, 18 Juli 2013
Indonesia Perlihatkan Gejala Kebangkrutan JAKARTA (Waspada): Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat utang Negara pada Mei 2013, sudah mencapai Rp2.036 triliun. Padahal hasil Laporan Keuangan pemerintah pusat (LKPP) diterbitkan oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) pada 2012 mencatat utang di kisaran Rp1.850 triliun. Direktur Investigasi dan
Advokasi Forum Indonesia Untuk Transparansi Anggaran (Fitra) Uchok sky Khadafi mengatakan, dalam enam taun terakhir, utang Indonesia sudah bertambah sebesar Rp186 triliun. Menurutnya, tingginya utang ini mencerminkan Indonesia menuju kebangkrutan. “Tanda-tanda negara bangkrut diperlihatkan, pertama, utang pemerintah terus menumpuk. Kedua, aset negara atau tanah beserta sumber daya alam lainnya sudah dikuasai oleh pihak swasta. Ketiga, cada-
ngan devisa terus tergerus, dan merosot ke titik nol,” kata dia dalam keterangan tertulisnya di Jakarta, Rabu (17/7). Selain itu, dia mengungkapkan ada faktor lainnya yang menyebabkan negara dapat mengalami kebangkrutan, yakni pemerintah yang tidak bisa mengendalikan hargaharga kebutuhan pokok masyarakat, sehingga terus mengalami kenaikan luar biasa di luar batas psikologis. “Kelima, pemerintah tidak mampu lagi membayar gaji para aparat negara,” tuturnya. Sekadar informasi, utang
Indonesia didominasi dari penerbitan obligasi alias Surat Berharga Negara (SBN) yang mengalami kenaikan sebesar Rp19,05 triliun dari Rp1.442,23 triliun pada akhir April, menjadi Rp1.461,28 triliun pada akhir Mei ini. Jika dibandingkan dengan 2012, maka utang tersebut mengalami kenaikan Rp100,18 triliun dari posisi pada 2012 sebesar Rp1.361,10 triliun. Adapun obligasi tersebut, terdiri dari denominasi rupiah sebesar Rp1.165,83 triliun, dan denominasi valuta asing (valas) sebesar Rp295,45 triliun. (okz)
Sapi Impor Masuk Pasar NasionalAkhir Juli JAKARTA (Antara): Menteri Pertanian Suswono mengatakan impor sapi siap potong diharapkan bisa masuk ke pasar nasional pada akhir bulan ini, untuk bisa menambah pasokan daging nasional dan membuat harga kembali stabil. “Untuk menambah pasokan agar harga bisa turun, dan bisa stabil maka diputuskan yang memungkinkan untuk bisa diimpor adalah sapi siap potong. Di akhir bulan mudahmudahan bisa masuk pasar,” kata Menteri Pertanian Suswono seusai menghadiri Rapat Koordinasi Pangan di Kantor Kementerian Koordinator
Perekonomian, Jakarta, Rabu (17/7). Dia mengatakan jumlah sapi siap potong yang akan diimpor bergantung dari kebutuhan pasar, selama masih terjadi kekurangan di pasar, maka impor akan terus ditambah. “Intinya ini kan untuk kondisi darurat untuk stabilkan harga. Jadi kita tidak mematok pada jumlah tertentu,” ujarnya. Terkait kebutuhan daging, Mentan menyampaikan secara normal DKI Jakarta memerlukan 50.000 ton per tahun, atau rata-rata 4.000 ton per bulan. “Namun sekarang ini kenaikan kebutuhan karena
bulan Ramadhan. Nanti kebutuhannya berapa bisa dihitung,” ujar dia. Mentan menekankan, peternak tidak perlu khawatir atas impor sapi siap potong ini. Sebab pemerintah tetap akan mempertimbangkan harga yang wajar di tingkat petani dan memikirkan keuntungan petani. “Saya yakin kalau sapi siap potong sudah masuk, kemungkinan besar harga bisa Rp75.000,” kata dia. Sementara itu Mentan menyatakan perizinan importir akan diselesaikan dalam satu atap melalui Kementerian Perdagangan. Menteri Pertanian Suswono
Waspada / Yusri
Azhari salah seorang pedagang sembako dan sayur mayur dipasar Kota Idi Rayeuk, Aceh Timur saat menunjukkan bawang merah yang dijualnya, Rabu (17/7).
Bawang Merah Di Aceh Timur Tembus Harga Rp 65.000 Per Kg IDI (Waspada): Sejak dua hari sebelum memasuki bulan ramadhan dan hingga sepekan ramadhan harga sayur - mayur di sejumlah pusat pasar di wilayah Kabupaten Aceh Timur mengalami peningkatan harga cukup signifikan. Terutama bawang merah menembus harga Rp. 65.000/kg . Sebagaimana diketahui bersama, naiknya harga sayur mayur bukan saja karena bulan Ramadhan, namun kenaikan BBM juga mempengaruhi naiknya harga sayur – mayur di Aceh, karena kebanyakan pasokan sayur ke Aceh didatangkan dari Medan, Sumatera Utara. Muslim, salah seorang
pedagang rempah dan sayur – mayur Kedai Minang Saiyo Bagok, Nurussalam Aceh Timur pada Rabu (17/7) menyebutkan, harga tomat sebelumnya Rp.5000/ kg selama ramadhan menjadi Rp 7000 / kg, Col (Kubis) sebelumnya Rp 1500/ Kg menjadi Rp 3500/Kg. Cabe Merah masih pada kisaran Rp 40000/kg, sawi yang sebelumnya Rp 4000/ kg, sekarang menjadi Rp 6000/ kg, wortel sebelumnya Rp 4000/kg sekarang menjadi Rp 6500/ kg. “ Biasanya harga akan normal kembali usai lebaran nanti, namun tahun ini kita belum tahu juga karena harga BBM juga naik sebelum Ramadhan,”
ujar Muslim. Hal senada juga diungkapkan, Azhari (37) seorang pedagang di pasar Kota Idi Aceh Timur, harga bawang merah kualitas bagus mencapai Rp 66,000/ kg, sementara untuk bawang Bombay Rp 20.000/ Kg, sedangkan bawang Polysut berkisar Rp 48.000/kg, untuk bawang Burma Rp 28.000,/kg. Lebih lanjut disampaikannya, bukan hanya persoalan harga melambung, akan tetapi untuk mencari persedian barangnya juga sulit, tapi jika barang dari kapal masuk, harga bisa turun. Untuk harga sembako minyak, gula, beras serta telur sampai hari ini masih normal.(cri).
mengatakan, tambahan impor daging sapi yang akan dilakukan tidak akan menggunakan sistem kuota. Menurut dia, jumlah diimpor akan disesuaikan dengan kebutuhan pasar.“Jumlahnya tergantung oleh kebutuhan pasar masih kurang itu terus akan ditambah,” kata Suswono.
Pengunjung Toko Pakaian Masih Sepi BANDA ACEH (Waspada) : Hingga memasuki hari ke-8 Ramadhan 1434 Hijriyah, pengunjung ke toko yang hendak membeli pakaian masih sepi di Kota Banda Aceh dan Aceh Besar. Hal ini sangat berbeda dibanding Ramadhan sebelumnya. Beberapa pemilik toko pakaian di Kota Banda Aceh dan Aceh Besar yang sempat ditanyai Waspada, Rabu (17/7) mengatakan, apa yang terjadi di Ramadhan kali ini dinilai diluar kebiasaan sebelumnya. Pasalnya, di Ramadahan sebelumnya, memasuki puasa pertama saja daya beli masyarakat sudah tinggi. M. Diah,45, seorang pedagang pakaian di Pasar Atjeh mengaku, Ramadhan tahun ini jauh berbeda dari sebelumnya, dimana permintaan pembeli tergolong tinggi sejak pertama Ramadhan. “Masih sepi pak karena pengaruh ekonomi warga saat ini masih merosot dan banyak kebutuhan lain harus mereka keluarkan, seperti kebutuhan peralatan sekolah anak mereka memasuki tahun ajaran baru, “jelasnya. Bukan hanya itu, kata M. Diah, selain sulitnya ekonomi juga pengaruh naiknya harga barang hingga 20 persen membuat masyarakat sulit memenuhi kebutuhan berbelanjaan. Penyebab lainnya, juga masih musim peceklik karena belum musim panen. “Mungkin memasuki pertengahan Ramadhan nanti baru banyak orang berbelanja, “ketusnya. Marzuki, pedagang lainnya menyebutkan, jangankan untuk minat membeli pakaian, tapi untuk beli penganan berbuka puasa saja susah dilakukan masyarakat. “Harga semua barang mengalami kenaikan bagaikan tak terkendali, dan warga belum panen menjadi kesulitan ekonomi menghadapi Lebaran Idul Fitri. Menurut Marzuki, setidaknya masyarakat saat ini untuk memenuhi kebutuhan berbuka puasa saja terasa sulit, apalagi membeli pakaian. “Kita berharap perekonomian masyarakat paska naiknya harga BBM bisa membaik, “tukas Marzuki.(b09).
Bulog Subdivre VI Blangpidie Buka Bulog Mart BLANGPIDIE (Waspada) : Perum Bulog Subdivre Regional VI Blangpidie, Aceh Barat Daya (Abdya), mulai Sabtu (20/7) mendatang akan menjual bahan kebutuhan pokok untuk menjalankan fungsi stabilisator harga dipasaran. Hal tersebut disampaikan Kepala Subdivre VI Blangpidie H Basir S.Sos kepada sejumlah wartawan diruang kerjanya Rabu (17/7). Basir menjelaskan, Bulog Mart dikelola Perum Bulog Subdivre VI Blangpidie akan melayani pembelian beras jenis premium dan bahan pokok lainnya. “Untuk menekan gejolak harga dipasaran selama bulan puasa dan menjelang hari raya Perum Bulog membuka mini market untuk umum dengan harga standart nasional,”sebut Basir. Menurut Basir, selain membuka mini market selama bulan puasa dan menjelang hari raya, Perum Bulog SubdivreVI Blangpidie juga siap melakukan operasi pasar (OP) beras bila terjadi gejolak harga tinggi hingga harga dapat distabilkan kembali Lebih lanjut disebutkan, bagi masyarakat yang hendak membeli komoditas tersebut dapat membeli secara langsung di Bulog Mart depan kantor Bulog Subdivre VI Blangpidie. “Bulog siap melayani berapa pun yang dibeli masyarakat asalkan tidak untuk ditimbun, melainkan untuk konsumsi sendiri atau langsung dijual lagi pada masyarakat,”katanya. Raskin 13-14 sudah disalurkan Pada kesempatan itu, Basir juga mengatakan pihak Bulog Subdivre VI Blangpidie sudah menyalurkan hampir 70 persen beras miskin (raskin) di sejumlah kecamatan dalam Kabupaten Abdya. Terkait dengan kwalitas beras, Basir menegaskan, bila ada beras tidak bagus maka pihaknya akan mengantikan langsung berapapun beras itu didapatkan.(b08)
Rupiah Bergerak Sesuai Fundamental Ekonomi Waspada/Hamzah
Senior Vice President Bank Mandiri Nixon L.P Napitupulu menyerahkan sembako murah kepada warga Lanud Polonia Medan.
Bank Mandiri Jual Sembako Murah MEDAN (Waspada) : Untuk membantu masyarakat di lingkungan Pangkalan Udara (Lanud) Polonia Medan, Bank Mandiri menggelar pasar murah didalam memenuhi kebutuhan pokok di bulan Ramadhan 1434 H. Kegiatan itu dibuka secara simbolis oleh Komandan Lanud Polonia Soewondo Medan Kolonel Pnb S.M. Handoko, SIP, MAP dan Senior Vice President Bank Mandiri Nixon L.P Napitupulu, disaksikan Camat Medan Polonia Drs. Ody Dody Prasetyo, MSP, kemarin. Di lokasi ini, Bank Mandiri telah menyiapkan 2.600 paket
sembako, dimana masingmasing paket berisi 5 kg beras, 5 bungkus mie instan, 1 liter minyak goreng, 1 kg gula, dan 2 bungkus biskuit yang akan dijual dengan harga Rp 50.000 per paket atau sekitar 50% lebih murah dari harga pasar. Nixon L.P Napitupulu mengatakan bahwa kegiatan pasar murah tersebut merupakan salah satu realisasi penyelenggaraan program Bina Lingkungan Bank Mandiri. “Sebagai salah satu badan usaha milik negara, Bank Mandiri ingin berbagi kebahagiaan dan kebersamaan dengan sesama melalui penyeleng-
garaan pasar murah di bulan suci Ramadhan ini,” kata Nixon L.P Napitupulu. Selain di Lanud Polonia Medan, Bank Mandiri juga menggelar pasar murah di 9 lokasi lain yang tersebar di Jakarta, Surabaya dan Banajarmasin. Secara total, seluruh paket sembako yang didistribusikan dalam rangkaian pasar murah tersebut sebanyak 40.000 paket dengan total anggaran mencapai Rp 2 Miliar. Adapun anggaran tersebut berasal dari dana program Bina Lingkungan Bank Mandiri tahun 2013. (rel/m38)
Waspada/Zainal Abidin
PETANI garam tradisional dari Desa Lancok, Syamtalira Bayu, Aceh Utara sedang mengolah air laut menjadi garam. Dari sekitar 300 petani di kabupaten pesisir tersebut, belum ada yang mampu menghasilkan garam beryodium. Foto diambil beberapa waktu lalu
JAKARTA (Waspada): Gubernur Bank Indonesia, Agus Martowardojo, mengatakan, pelemahan nilai tukar rupiah mencapai Rp10.000 per dolar Amerika Serikat (AS) sudah mencerminkan kondisi fundamental perekonomian Indonesia. Pelemahan ini bukan hanya terjadi pada mata uang Indonesia, tapi juga negara-negara lain. Agus di kantor Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Rabu (17/7), mengatakan, pelemahan ini tidak perlu dikhawatirkan, mengingat banyak negara lain yang penurunan nilai tukarnya melebihi rupiah. “Kalau dibandingkan dengan India, Korea, atau China, mereka jauh lebih terdepresiasi. Ini kondisi yang juga terjadi di dunia,” ujarnya. Agus mengatakan, perlu diwaspadai pemerintah dan BI saat ini adalah terjadinya tekanan terhadap defisit transaksi berjalan, dan potensi inflasi, karena kenaikan harga pangan menjelang Lebaran. “Jadi, kalau seandainya nilainya sedikit di atas Rp10.000, itu bukan sesuatu yang perlu dikhawatirkan. Nanti, kalau sudah mulai ada inflow ke Indonesia, akan kembali mencerminkan fundamentalnya,” dia menambahkan. BI, dia melanjutkan, juga akan terus menjaga nilai tukar rupiah dalam kondisi yang stabil. Bank sentral juga siap untuk menggelontorkan valuta asing di pasar, jika memang diperlukan guna menjaga likuiditas. Berdasarkan data Jakarta Interbank Spot Dollar Rate pagi ini, rupiah berada di level Rp10.040 per dolar AS. Nilai tukar kembali melemah dibanding sehari sebelumnya Rp10.036 per dolar AS. (vvn)
Garam Yodium Dipasok Dari Luar Daerah LHOKSEUMAWE (Waspada): Kendati petani garam di Aceh Utara mencapai 300 orang, namun mereka masih menghasilkan garam alami. Sementara garam beryodium yang dipasarkan di Lhokseumawe dan sekitarnya, dipasok dari luar daerah. Meskipun garam yodium memiliki nilai ekonomi lebih tinggi, namun petani garam tradisional di Kabupaten Aceh Utara belum mampu menghasilkan garam tersebut. “Garam kita masih alami, bukan beryodium. Padahal, garam yodium lebih mahal,” jelas Muklis dari PUGAR (Pemberdayaan Usaha Garam Rakyat)
Dinas Kelautan dan Perikanan Aceh Utara, Rabu (17/7). Jumlah petani garam di Aceh Utara yang terdata pada Dinas Kelautan dan Perikanan setempat mencapai 300 orang. Mereka tersebar di Kecamatan Dewantara, Syamtalira Bayu, Lapang dan Kecamatan Seunuddon. Usaha pembuatan garam dilakukan secara sederhana. Sehingga penghasilan petani juga tergantung dengan kondisi alam. “Ketika cuaca mendung, garam yang dihasilkan juga sedikit dan garam alami,” kata Mukhlis. (b15)
Pengetatan Pemberian KPR Redam Spekulan JAKARTA (Waspada): Bank Indonesia akan memperketat aturan rasio pinjaman terhadap aset atau loan to value (LTV) dalam pemberian kredit pemilikan rumah (KPR) oleh perbankan. Kebijakan tersebut dilakukan karena ada potensi penggelembungan (bubble) kredit properti yang bisa terjadi kalau tidak dibatasi. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Hatta Rajasa, Rabu (17/7), menyambut baik aturan BI tersebut. Sebab, dengan dibatasi dapat meminimalisasi adanya upaya spekulasi oknum tertentu yang mencari keuntungan pribadi. “Yang penting soal properti itu, jangan
sampai ini menjadi unsur spekulasi. Masih banyak masyarakat yang belum punya rumah,” ujar Hatta di kantornya, Jakarta. Hatta sependapat, potensi terjadinya bubble kredit bermasalah pada KPR dapat terjadi jika tidak dibatasi. Akhirnya, banyak perumahan yang tidak berpenghuni. Padahal, menurut dia, jika diberikan kepada masyarakat yang benar-benar membutuhkan, kredit macet tersebut dapat dihindari. “Akhirnya, rumah di mana-mana tak ada penghuninya. Kasihan yang ingin punya rumah,” tegasnya.(vvn)
Waspada/Gito Rolies
MENTERI Perdagangan RI Gita Wirjawan didampingi Walikota Banda Aceh Mawardi Nurdin dan Wakil Gubernur Aceh Muzakir Manaf memotong pita peresmian Pasar Atjeh di Banda Aceh, Selasa (16/7).
Wagub Minta Mendag Seriusi Pasokan Gula Ke Aceh BANDA ACEH (Waspada): Wakil Gubernur Aceh Muzakir Manaf atau akrab dipanggil Mualem meminta kepada Menteri Perdagangan agar memberikan perhatian lebih serius terhadap pasokan gula pasir yang kian menipis. Saat ini harga gula pasir di Aceh mencapai Rp13 ribu per kg. “Untuk mengantisipasi lonjakan harga gula, kami harap bapak menteri berkenan merealisasikan kuota impor gula untuk Aceh sesuai surat yang telah kami layangkan pada 2 Juli lalu, karena ini penting mengingat kebutuhan gula semakin meningkat terutama selama Ramadhan dan menyambut Idul Fitri,” pintanya kepada Menteri Perdagangan Gita Wirjawan saat meresmikan Pasar Atjeh, Selasa (16/7). Bersamaan dengan itu, wagub juga berharap agar menteri berkenan merevisi Permendag nomor 83/M-DAG/PER/12/2012 tentang ketentuan impor produk tertentu, sehingga Pemerintah Aceh bisa mengoptimalkan pelabuhan Krueng Geukuh Aceh Utara. Sementara Kementerian Perdagangan selama dua tahun telah melakukan revitalisasi Pasar Atjeh di Kota Banda Aceh untuk membantu pemulihan perekonomian Provinsi Aceh agar menjadi normal kembali pasca musibah Tsunami. “Revitalisasi Pasar Atjeh dilakukan guna mendukung ketersediaan bahan pokok dan mendorong kelancaran arus barang di Kota Banda Aceh dan sekitarnya,” kata Menteri Perdagangan RI Gita Wijawan. Hadir dalam peresmian Pasar Atjeh, di
antaranya Wali Kota Banda Aceh Mawardi Nurdin,WakilWali Kota Illza Sa’aduddin Djamal, Ketua DPRK Banda Aceh Yudi Kurnia, Wakil Ketua MPR RI Ahmad Farhan Hamid, Wakil Gubernur Aceh Muzakir Manaf dan muspida Kota Banda Aceh. Gita mengatakan, dengan revitalisasi ini diharapkan pasar dapat berfungsi dengan baik sebagai sarana distribusi maupun tempat transaksi bagi pedagang dan pembeli dalam pemenuhan kebutuhan masyarakat sehari-hari. Mendag menjelaskan, pada tahun 2011 dan 2012, kementerian perdagangan telah mengalokasikan dana tugas pembantuan untuk merevitalisasi Pasar Atjeh sebesar Rp35 miliar, selain dana pendampingan berasal dari pemerintah daerah sebesar Rp24,1 miliar dan dana urban sector development reform project sebesar Rp46,2 miliar. Sementara untuk memberikan alternatif pembiayaan melalui Sistem Resi Gudang (SRG), Kemendag teah membangun enam unit gudang SRG di Aceh, dimana dua unit sudah selesai dibangun di Kab, Pidie Jaya melalui dana stimulus fiskal 2009 dan di Kab, Pidie melalui dana APBN 2010 dengan kapasitas masing-masing 1500 ton komoditas gabah, jagung, beras dan kakao. Pada tahun 2013 ini Kemendag sedang membangun empat unit gudang SRG di kab, Aceh Tengah, Bener Meriah khusus untuk komoditas kopi Gayo, Kab, Bireuen dan Kab, Aceh Besar khusus untuk komoditas gabah, beras dan jagung dengan kapasitas 1.500 ton. (cb01)
Nusantara
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
Mawardi Dorong Gita Ikut Konvensi Partai Demokrat
Ratusan Keris Pusaka Djoko Mendag Minta Maaf Jadi Pembicaraan Di Sidang Harga Pangan Melonjak
BANDA ACEH (Waspada): Wali Kota Banda Aceh Mawardi Nurdin mendorong Menteri Perdagangan Gita Wirjawan untuk mengikuti konvensi calon presiden dari Partai Demokrat. Hal tersebut disampaikan wali kota yang juga Ketua DPD Partai Demokrat Aceh itu di sela-sela Gita Wirjawan meresmikan Pasar Atjeh tahap II, Selasa (16/7) sore. Mawardi berharap Gita ikut serta dalam konvensi calon presiden dari Partai Demokrat. Menurutnya, rakyat Indonesia saat ini menginginkan calon presiden dari kalangan orang muda, bersih, punya wawasan dan punya keberanian untuk bertindak. Mawardi menambahkan, jika itu terkabul pihaknya siap menjadi tim sukses dari GitaWirjawan dan siap memenangkannya dalam pilpres 2014 sebagaimana SBY pada tahun 2004 dan tahun 2009 silam. “Dan kalau itu berhasil, Kota Banda Aceh akan siap mendukung dan menjadi tim sukses bapak, dan suara SBY tahun 2009 akan kita alihkan kepada bapak, kita mulai dari Aceh dan mudahmudahan ini bisa terkabul,” ujarnya. Menjawab tantangan Mawardi, Gita Wirjawan mengatakan siap mengikuti konvensi capres dari Partai demokrat. Bahkan Gita mengaku sudah mendapatkan undangan dari Partai Demokrat agar dirinya bersedia mengikuti konvensi. Gita juga mengaku siap bersaing dengan sejumlah tokoh yan disebut akan ikut dalam konvensi itu, seperti Ketua DPR RI Marzuki Ali, Menteri BUMN Dahlan Iskan, mantan Wakil Presiden RI Jusuf Kalla dan mantan ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Mahfud MD. (cb01)
JAKARTA (Waspada): Menteri Perdagangan (Mendag) Gita Wirjawan hanya bisa minta maaf kepada masyarakat akibat harga beberapa produk pangan melonjak. Dijanjikan, pemerintah akan membuka kran impor untuk beberapa komoditi pangan seperti bawang merah, cabai rawit dan daging sapi. “Saya mohon maaf kalau harga cabai rawit dan bawang atau daging itu masih mahal. Pokoknya kita lakukan (impor) supaya harga stabil supaya masyarakat nggak komplain,” katanya usai rakor pangan di Kantor Menko Perekonomian Jakarta, Rabu (17/7). Pemerintah telah mengambil sikap untuk membuka impor atas tiga produk pangan tersebut. Rencananya, impor cabai mencapai 9.700 ton. “Untuk cabai shipment pertama 1.0001.500 ton sebelum akhir bulan
ini. Bawang merah 17.000 ton dan akan didatangkan sebelum akhir bulan ini, sebelum hari raya,” ujar Gita. Sementara itu, untuk menekan harga daging sapi, pihaknya siap menambah alokasi kuota impor khusus sapi hidup siap potong di tahun 2013. Tahun 2013 pemerintah telah memberikan alokasi impor 80.000 ton setara daging ditambah 3.000 ton daging sapi beku milik Bulog. “Kita akan melakukan importasi kalau harga melewati batas tertentu. Kita tidak akan melakukan importasi kalau harga masih di bawah level tertentu. Jadi kalau naik 10-15 persen, kita akan lakukan importasi. Kalau turun dari harga disparitas kita tidak akan lakukan impor karena kita menaungi peternak,” jelas Gita. Lebih lanjut Gita mengungkapkan kekecewaan karena penyerapan sapi siap potong
yang berjumlah 109 ribu ekor masih minim. Dari jumlah tersebut, baru sekitar 30 persen dipotong. “Kami juga cukup kecewa dengan pedagang atau petani sapi yang sudah diberikan alokasi dan akselerasi alokasi, yang mana mereka sudah mendapatkan 109 ribu ekor, tapi belum atau bukan hanya memotong secara cepat, tapi belum menurunkan harga ke RPH dalam bentuk karkas itu dengan harga masih Rp 37 ribu per kilo,” papar Gita. Dia menyatakan, ketika pasokan kurang di pasar, kebutuhan tidak bisa dipenuhui dalam negeri, langkah impor merupakan jalan keluar yang instan. Apalagi pemerintah tidak akan mempersulit pengusaha yang mengajukan izin impor. Selama ini urusan izin impor berasal dari dua tempat berbeda yaitu Kementerian Pertanian dan Kementerian Perdagangan. (j03)
yang dilakukan sebagai simbol dan pernyataan ketundukan seorang hamba pada Tuhannya. Paling tidak ada lima makna yang terkandung di dalamnya. Pertama, saat takbiratul ihram tertanam tekad pada diri seorang hamba untuk membersihkan diri dari segala perasaan bangga dan ta’jub terhadap kepemilikan dunia. Kedua, saat takbiratul ihram, seorang mukmin meyakinkan dirinya bahwa dia sedang berdiri tegak dihadapan Allah yang Maha Kuasa, yang dapat mengawasinya. Ketiga, takbiratul ihram menyimbolkan rasa patuh yang utuh, dengan mengendalikan seluruh anggotatubuhnyasecara total berorientasi kepada keridhaan Allah Swt.Keempat, dengan posisi berdiri melipat tangan dan meletakkan tangankanan di atas tangan kiri dan meletakkannya di dada menyimbolkan rasa rendahhati. Kelima, posisi takbiratul ihram menyimbolkan harapan seorang hamba akan perkenan Allah atas ibadah dan seluruh aktifitas serta kerjanya. Demikian pula ruku’ dan sujud yang tidak saja memiliki makna formal dan ritual, me-
lainkan juga memiliki nilai-nilai dandaya saing serta kesuksesan. Paling tidak ada empat nilai yang terkandung dalam ruku’ Pertama, ruku’ dengan menundukkan kepala dan setengah badan sambil membaca takbir merupakan realitas dari kepatu handan mengorientasikan seluruh aktifitasnya dan tetap konsisten dalam peraturan dan ketentuan saat melakukan segala aktifitas dan tindakannya. Kedua, ruku’ juga mengandung makna kepasrahan yang akan mengukuhkan keyakinan diri dan keteguhan sikap dalam mengambil keputusan dan mempertahankannya. Ketiga, ruku’ juga memiliki makna ketundukan yang akan membuat seseorang bersedia melihat hikmah yang terkandung dibalik setiap keadaan danperistiwa yang dialaminya, bukan menyesalinya. Keempat, ruku’ juga me miliki makna kesadaran bahwa segala aktifitas d ange rakannya memiliki relasi langsung dengan Allah Swt., yang akan menimbulkan daya dorong bagi tumbuhnya semangat dan etoskerjanya. Sebagaimana ruku’, sujud jugamemilikinilai yang perlu
dikonkritkan dalam kehidupan manusia. Paling tidak ada empat nilai yang terkandung di dalamnya Pertama, sujud merupakan kesadaran betapa nikmat dan karunia Allah yang diterimanya melebihi segalanya, yang membuatnya tetap memiliki kesadaran yang tinggi baik di waktu senang maupun waktu susah.Kedua,sujud juga merupakan pernyataan manusia bahwa hidupnya dikendalikan oleh Allah, bukan oleh hawa nafsunya. Ketiga, sujud merupakan momentum pendekatan diri pada Tuhannya. Sebab tidak ada tempat dan moment paling
dekat antara hamba dengan Tuhannya selain saat bersujud kepada Allah.Keempat, sujud merupakan simbol penghambaan manusia secara total kepada Allah Swt. Dari penjelasan di atas dapat dipahami mengapa umat Islam diminta untuk sholat puluhan raka’at sebagai qiyamullayl selama Ramadhan, selain ritual yang menunjukkan kepatuhan manusia pada Tuhannya juga merupakan aktifitas dan gerakan yang dapat meningkatkan kualitas dan daya saingnya. Wa AllâhuA’lamu bi al-Shawâb. [Syahrin_hrp@yahoo.com]
Islam Dinamis... Semangat kesuksesan dalam shalat juga terkandung di dalam kata-katawusthâ (tengah) (2/al-Baqarah: 238). Kata ini diartikan dalam makna shalatasharataushalat qalb (batin) yang bersifat non fisik, seperti dijelaskan oleh Syaikh Abdul Qadir Jailani, shalat hakiki, yakni shalat wajib sehari-hari yang merupakan perwujudan lahiriyah dari doa hati.Shalat batin ini akan melahirkan karakter manusia yang sukses dan berdaya saing yaitu; memiliki visi yang jelas, memiliki kesungguhan, konsern pada ketepatan waktu, terhindar dari yang salah dan mungkar, hari-harinya suci, dan pikirannya lurus. Dilihat secara demikian maka shalat dan gerakan-gerakan yang terkandung di dalamnya memerlukan upaya perealisasian (konkritisasi) dalam kehidupansehari-hari.Itulah yang kita pahami dengan “shalat yang khusu”, sebagaimana firman Allah: (QS.39/al-Ankabût:45) Salah satu gerakan dalam shalat adalah ‘takbiratul ihram’,
A5
Kena Masalah Karena Lupa Mandikan
JAKARTA (Waspada): Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tidak jadi menyita ratusan keris pusaka milik Djoko Susilo, lantaran takut terjadi sesuatu yang tak diinginkan. Hal itu diungkapkan Indrajaya Februardi, saksi kasus korupsi simulator SIM dengan terdakwa Djoko Susilo. Menurut Indra, saat penyidik KPK mendatangi rumahnya, sudah dipersilakan mengambil keris yang jumlahnya ratusan buah. Namun, Indra mengatakan tak mau bertanggung jawab jika terjadi sesuatu bila benda keramat itu diambil sembarangan. “Saya bilang ke penyidik, silakan saja kalau mau menyita. Tapi, saya enggak ikut-ikutan. Tapi, akhirnya enggak jadi diambil,” ujar Indra saat bersaksi untuk terdakwa Djoko Susilo di Pengadilan Tipikor Jakarta, Selasa (16/7) malam. Ketika ditanya ke KPK, Juru Bicara KPK Johan Budi dengan tegas membantahnya. Menurut
Johan, penyidik KPK tidak pernah berencana menyita keris-keris pusaka milik Djoko Susilo yang dirawat Indrajaya. “Keris dianggap bukan aset yang harus disita,” kata Johan Budi saat dikonfirmasi, Rabu (17/7). Johan juga memertanyakan keterangan saksi yang mengatakan keris tersebut dibeli Djoko Susilo dengan harga fantastis. Atau, seperti yang dikatakan Indra, bila Djoko pernah menukar rumah mewahnya seharga Rp 1,6 miliar di Depok, Jawa Barat dengan sebuah keris. “Siapa bilang harganya miliaran?” tanya Johan. Djoko mengakui bahwa dirinya merupakan pengoleksi benda-benda pusaka seperti keris. Bahkan, mantan Kepala Korlantas Mabes Polri percaya bahwa setiap keris yang ia punya memiliki kesaktian yang berbeda-beda. Ia mengaku mulai mengoleksi keris sejak berpangkat kapten di Solo. Dan semua itu banyaknya koleksi keris itu karena hobi. Djoko
mengatakan, kebanyakan keriskeris itu didapatkannya dari mencari atau hunting hingga ada orang yang datang menawarkan kepadanya. Djoko mengaku dari keriskeris yang dimilikinya itu mempunyai kesaktian masingmasing, termasuk untuk penggaet wanita dan kejantan pria serta kewibawaan. Sebagian besar keris koleksi Djoko adalah peninggalan kerajaan-kerajaan di Indonesia, seperti kerajaan Kutai Kertanegara. “Keris macam-macam. Setiap raja itu punya kelebihankelebihannya. Tapi saya enggak hapal,” tuturnya. Indrajaya membenar hal itu. Bahkan, ujar si perawat keris, tertangkapnya Djoko Susilo oleh KPK ada kaitannya dengan kesaktian benda pusaka tersebut. “Saya lupa memandikan kerisnya pada malam suro, dan Pak Djoko keburu kena masalah,” ungkap Indra yang membuat seisi ruang sidang termasuk Djoko Susilo tertawa. (tnc)
Kemenkes Kembangkan PPJJ Kesehatan JAKARTA (Waspada): Guna meningkatkan kompetensi tenaga kesehatan, Kementerian Kesehatan mengembangkan metode pendidikan dan pelatihan jarak jauh (PPJJ) kesehatan. Metode pembelajaran PPJJ, kata Menkes Nafsiah Mboi, lebih banyak memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi termasuk teknologi internet. “Dengan teknologi informasi dan komunikasi maka akan lebih banyak tenaga kesehatan yang bisa mengikuti pendidikan tambahan,” papar Menkes di Jakarta, Selasa (16/7). Dikatakan Menkes, saat ini upaya peningkatan kompetensi tenaga kesehatan masih cenderung bersifat konvensional dengan pembelajaran di dalam kelas dan berorientasi pada
pengajar. Situasi tersebut tentu akan menyulitkan bagi tenaga kesehatan untuk meningkatkan kompetensinya akibat benturan dengan aktivitas pekerjaan. Karena itu penggunaan metode PPJJ tersebut, menurut Menkes, menjadi sebuah terobosan luar biasa yang diharapkan mampu mengadakan pelatihan bagi seluruh tenaga kesehatan baik struktural maupun fungsional tanpa adanya hambatan geografi, waktu, atau sumber daya. Menkes mengatakan sulitnya mengakses pelatihan dan pendidikan, membuat banyak tenaga kesehatan yang bekerja di daerah pelosok tak kunjung meningkat kompetensinya. “Dengan keberadaan PPJJ ini, diharapkan peningkatan kom-
petensi tenaga kesehataan lebih mudah,” ujar Nafsiah. Sementara itu Kepala Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Kesehatan (BPPSDMK) dr Untung S mengatakan saat ini terdapat 146.542 orang tenaga kesehatan yang perlu ditingkatkan kompetensinya karena belum memenuhi syarat pendidikan S1. Padahal mereka sudah lama mengabdi pada pelayanan kesehatan. Dari jumlah tersebut 35 persennya masih usia sangat produktif dan perlu pengembangan lebih lanjut. Adapun pelaksana dari program PPJJ ini nantinya akan diserahkan ke Poltekkes dan mendapatkan akreditasi dari dirjen Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). (dianw)
Sport
A6
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
Schelin Motor Sukses Swedia STOCKHOLM ( Waspada): Satu gol serta membantu lahirnya gol lain dari kapten Lotta Schelin, Selasa (Rabu WIB), membuat tuan rumah Swedia unggul atas Italia 3-1 di Orjans vall, Halmstad. Tambahan tiga poin itu, memastikan Swedia melaju ke perempatfinal Piala Eropa Putri 2013 dengan status juara Grup A. Finlandia menjadi tim pertama yang tersingkir
pasca bermain 1-1 dengan Denmark, yang masih bisa maju tergantung dari hasil akhir grup lainnya. “Kami tidak punya banyak peluang.Tapi begitu kami membangun serangan, kami menemukan jalan untuk mengakhirinya dengan bagus,” klaim Schelin, seperti dikutip dari TV4, Rabu (17/7). Setelah bermain tanpa gol sepanjang babak pertama,
putriViking Kuning meningkatkan tekanannya pada babak kedua. Dimotori Schelin, Swedia sukses mencetak tiga gol dalam waktu 12 menit. Gol bunuh diri bek Italia Rafaella Manieri membuka keunggulan tuan rumah. Manieri memasukkan gol ke dalam gawang dengan menendang bola mental dari pemain pengganti Therese Sjogran di menit awal babak kedua. Dua menit kemudian, striker Schelin mencetak gol kedua.
Berhadapan langsung dengan kiper Chiara Marchitelli, sang kapten dengan tenang menuntaskan tugasnya. Schelin kemudian membangun gol ketiga Swedia ketika laga berlangsung belum satu jam. Dia memberikan umpan lambung kepada Josfin Oqvist. Melania Gabbiadini memperkecil kekalahan Italia, setelah menendang dari ruang terbuka 12 menit menjelang pertandingan selesai. Di Gothenburg, Mia Bro-
Klasemen Grup A
gaard melakukan gebrakan menit 29 untuk membuka keunggulan Denmark. Namun Finlandia bangkit menyamakan kedudukan melalui Annica Sjolund dengan menendang ke pojok gawang tiga menit menjelang bubaran laga. Denmark dapat lolos ke babak berikutnya sebagai salah satu dari dua tim peringkat ketiga terbaik, tetapi itu masih tergantung dari hasil duel pamungkas Grup B dan C. (m15/ant/rtr/tv4)
SwedIia* Italia* Denmark Finlandia
3 3 3 3
2 1 0 0
1 1 2 2
0 1 1 1
9-2 3-4 3-4 1-6
7 4 2 2
Klasemen Grup B Jerman Norwegia Belanda Islandia
2 2 2 2
1 1 0 0
1 1 1 1
0 0 1 1
3-0 2-1 0-1 1-4
4 4 1 1
Klasemen Grup C Prancis* Spanyol Inggris Rusia
2 2 2 2
2 1 0 0
0 0 1 1
0 1 1 1
4-1 3-3 3-4 2-4
6 3 1 1
AP
KAPTEN Swedia Lotta Schelin (tengah) menaklukkan bek Italia Roberta D’Adda (kiri) dan kiper Chiara Marchitelli di Orjans vall, Halmstad, Swedia, Rabu (17/7) dinihari WIB.
PSG Belum Puas Belanja Cavani Pecah Rekor Transfer Ligue 1 PARIS (Waspada): Paris Saint Germain (PSG) resmi mendapatkan striker Edinson Cavani dari Uruguay, yang sekaligus memecahkan rekor nilai transfer dalam sejarah Ligue 1 Prancis.
AP
PRESIDEN PSG Nasser al-Khelaifi (kanan) sumringah memperkenalkan Edinson Cavani di Parc des Princes, Paris, Rabu (17/7) dinihari WIB.
Namun Presiden PSG Nasser Al-Khelaifi menegaskan, klubnya belum puas belanja di bursa transfer musim panas ini. “Transfer PSG belum selesai, kami masih akan mencari pemain lain,” tegasnya melalui Super Sport, Rabu (17/7). “Kedatangan Cavani menjadi bukti kami terus melanjutkan proyek untuk membuat PSG menjadi klub terbaik di Eropa,” klaim Al-Khelaifi. Klub kaya raya Prancis itu kini mengarahkan bidikannya kepada bek muda Marquinhos, milik AS Roma. Juga pemain Lille, Lucas Digne.
Strootman Terpaksa Ke Roma R O M A (Waspada): Gelandang Belanda Kevin Strootman (foto) terpaksa pindah dari PSV Eindhoven ke AS Roma, setelah kedua klub mencapai kesepakatan. “Permintaan (Roma) adalah tawaran transfer yang tak bisa kami tolak,” ungkap Direktur Teknik PSV, Marcel Brands, seperti disadur Goal, Rabu (17/7). “Biaya transfer untuk Kevin merupakan harga jual dengan jumlah terbesar dalam sejarah
PSV. Tetapi dari segi tim, tetap saja kami merasa kehilangan,” beber Brands. Strootman gabung Eindhoven dua tahun lalu dari FC Utrecht dan langsung menjadi pemain inti, begitu juga di Timnas Belanda. Bintang muda berusia 23 tahun itu merupakan pemain kedua yang dijual PSV ke klub Italia di bursa musim panas, setelah pemain Belgia Dries Mertens hengkang ke Napoli. Tidak ada rincian tertentu diumumkan PSV tentang masa-
lah transfer Strootman ke Roma. Dia sebelumnya juga diincar raksasa Manchester United. Setelah Strootman, Il Lupo juga bakal kedatangan bek sayap Douglas Maicon dari Manchester City. Melalui akun twitter, Giallorossi memperlihatkan pesan menyambut kehadiran bek veteran Brazil itu dengan “Welcome aboard, Maicon!” Mantan bintang Inter Milan berusia 31 tahun itu sudah berada di Roma untuk menjalani tes medis sejak Senin lalu. Menurut Gazzetta dello
Sport, Maicon hanya menerima gaji 1,5 juta euro permusim. Namun dia mendapat garansi untuk mengisi skuad inti, sehingga bersedia meninggalkan Etihad Stadium. Apalagi manajer anyar City, Manuel Pellegrini, sudah menegaskan tidak punya rencana menyertakan Maicon pada musim mendatang.Setelah dibeli dari Inter 3,5 juta euro pada musim panas 2012, Maicon hanya 11 kali membela Citizens musim lalu di Liga Premier. Kondisi itu membuat po-
Reuters
“Mereka berdua pemain muda. Kami sedang negosiasi dengan Roma dan Lille. Baru sebatas diskusi, sejauh ini belum ada kesepakatan,” beber Al-Khelaifi. Cavani dilaporkan telah sepakat menandatangani kontrak berdurasi lima tahun dengan nilai transfer yang masih dirahasiakan. Meski demikian, mediamedia di Italia yakin harga striker Uruguay itu mencapai 64 juta euro atau setara Rp843 miliar. Angka ini lebih tinggi dibandingkan dengan nilai transfer yang dibayar AS Monaco terhadap penyerang Atletico Madrid, Radamel Falcao, yang sebelumnya mencatat rekor transfer Ligue 1 dengan fulus US$79 juta atau setara Rp790 miliar. Untuk ukuran dunia, nilai
transfer Cavani urutan kelima di bawah Cristiano Ronaldo saat pindah dari Manchester Unuted ke Real Madrid, Zinedine Zidane dari Juventus ke Madrid, Zlatan Ibrahimovic dari Inter Milan ke Barcelona, serta Ricardo Kaka saat mandah dari AC Milan ke Madrid. “Saya punya pengalaman tiga tahun yang luar biasa di Napoli, tapi saya selalu ingin mencoba level berikutnya. Saya ditawari proyek yang bagus bersama PSG,” ucap Cavani. Tepis Rumor Ancam Ibra Bomber berumur 26 tahun itu juga menepis rumor kedatangannya ke Parc des Princes bakal mengancam posisi Zlatan Ibrahimovic, yang musim lalu menjadi mesin gol andalan Les Parisiens. “Saya tahu Ibra seorang juara dunia dan akan menjadi sebuah kehormatan main bersama dia. Sangat bagus dia bersama kami dan saya harap
mampu berduet dengan dia,” sanjung Cavani dalam Soccerway. Keinginan Cavani berduet dengan Ibra, mendapat dukungan Al Khelaifi. “Kami membawa Cavani untuk main bersama Ibrahimovic, tapi keputusan final sepenuhnya milik pelatih,” tegasnya. Dia pun memberikan pujian kepada Deputi CEO PSG JeanClaude Blanc dan asisten pelatih Olivier Letang, yang telah sukses mendatangkan Cavani. Al Khelaifi bahkan memberikan sinyal, salah seorang dari mereka akan menjadi Direktur Olahraga menggantikan peran Leonardo. “Saya bangga dengan pekerjaan profesional mereka di bursa transfer musim ini. Siapa yang akan menggantikan Leonardo? Saya memiliki tim yang sangat bagus bersama Letang dan Jean-Claude Blanc. Mereka punya peran penting untuk mendatangkan Cavani,” pungkas Al Khelaifi. (m15/vvn/ss/sw/afp)
sisinya rawan di Timnas Brazil jelang Piala Dunia 2014. Padahal, Maicon sebelumnya membuktikan tercatat sebagai salah satu bek sayap terbaik dunia setelah mencetak 16 gol dalam 176 penampilan bersama Inter di Liga Seri A. (m15/afp/goal/ldgs)
Kuba Lengkapi Perempatfinalis
AP
STRIKER Kuba Ariel Pedro Martizez (kiri) merayakan hatrik golnya ke gawang Belize dengan rekannya Yoel Colome di East Hartford, Connecticut, AS, Rabu (17/7) pagi WIB.
NEW YORK (Waspada): Jenier Marquez mencetak gol pada menit akhir untuk menutup pesta gol sekaligus menolong Kuba maju ke perempatfinal Piala Emas 2013 CONCACAF, setelah menang 4-0 atas Belize, Rabu (17/7) pagi WIB. Ariel Pedro Martinez membuat hatrik untuk Kuba. Namun ketiga gol Martinez belum menjamin tiket, karena Kuba masih kalah produktivitas gol dari Martinique yang menghuni peringkat tiga Grup A. Gebrakan menit akhir Marquez lah yang memastikan Kuba melengkapi perempatfinalis Konfederasi Asosiasi Sepakbola Amerika Utara, Tengah dan Karibia itu. Kuba membutuhkan kemenangan sedikitnya empat gol pada penyisihan Grup C, agar dapat maju sebagai salah satu
dariduatimterbaikperingkattiga. Martinez membuka keunggulan menit 37. Memasuki babak kedua, dia kembali menyarangkan gol keduanya. Menit 83 bomber berumur 27 tahun itu melengkapi hatriknya di Rentschler Field, East Hartford, Connecticut. Laga memasuki masa injury time dan Kuba makin ngotot menekan Belize. Bek veteran Marquez akhirnya menjadi penyelamat, sehingga Kuba melewati posisi Martinique dan akan menantang Panama pada perempatfinal, Minggu (21/7) pagi. DiHartford, tuan rumah Amerika Serikat menjinakkan Kosta Rika 1-0 untuk menjuarai Grup C. Brek Shea menjadi bintang kemenangan, setelah mencetak gol pertamanya dalam pertandingan internasional bagi Paman Sam. Mendapat umpan dari Landon Donovan, Shea dengan ce-
Klasemen Grup A Panama* Mexico* Martinique Kanada
3 3 3 3
2 2 1 0
1 0 0 1
0 1 2 2
3-1 6-3 2-4 0-3
7 6 3 1
Klasemen Grup B Honduras* T &T* El Salvador* Haiti
3 3 3 3
2 1 1 1
0 1 1 0
1 1 1 2
3-2 4-4 3-3 2-3
6 4 4 3
Klasemen Grup C AS* Kosta Rika* Kuba* Belize
3 3 3 3
3 2 1 0
0 0 0 0
0 1 2 3
11-2 4-1 5-7 1-11
9 6 3 0
pat menendang bola ke gawang Kosta Rika yang dijaga kiper Patrick Pemberton menit 82. Pada babak delapan besar nanti, AS akan ditantang El Salvador, sedangkan Kosta Rika menjajal Honduras. (m15/ant/rtr/espn)
Sensasi Di Canio Magnet Giaccherini LONDON ( Wa s p a d a ) : Emanuele Giaccherini, Selasa (Rabu WIB), menyelesaikan kepindahannya dari Juventus ke Sunderland. Pemain sayap berusia 28 tahun pilihan pertama Timnas Italia asuhan allenatore Cesare Prandelli itu, menandatangani kesepakatan selama empat tahun. Sensasi Paolo Di Canio, manajer Sunderland, yang telah AP
menjadi magnet untuk menarik minat Giaccherini (foto). “Saya bicara dengan Di Canio beberapa waktu lalu dan saya pikir dia akan memiliki peran fundamental bagi saya,” ungkapnya. “Saya merasa beberapa sensasi yang indah. Saya tiba di sini dengan antusiasme sangat besar, keinginan untuk melakukannya dengan bagus sekaligus untuk memulai kembali. Ini petualangan indah,” tambah Giaccherini, seperti dikutip dari Sky Sports, Rabu (17/7). Setelah 24 bulan berkostum
Hitam Putih milik Super Juve, Giaccherini sadar bahwa mentas di Premiership bakal berbeda samasekali dengan apa yang dirasakannya saat di Liga Seri A. “Premier League merupakan liga yang paling indah di dunia, sehingga akan menjadi indah dan menarik. Saya akan mencoba memberikan yang terbaik,” tekadnya. Juve mengaku telah menerima biaya transfer 6,5 juta pounds atau setara 10 juta dolar AS atas penjualan Giaccherini,
yang melakukan debut buat Gli Azzurri setelah gabung Nyonya Tua dua tahun silam dari klub kecil Catania. Sejak saat itu dia menjadi langganan Prandelli untuk tampil di Euro 2012 serta Piala Konfederasi bulan lalu. Kelebihan Giaccherini adalah bisa bermain di posisi bek, sayap, gelandang serang, bahkan penyerang. Dia merupakan pemain terbaru yang gabung The Black Cats dalam rangka perbaikan besar-besaran untuk menggapai sukses musim 2013-2014.
mirror
Di Canio sebelumnya juga telah merekrutValentin Roberge, Modibo Diakite, Cabral, Vito Mannone, Jozy Altidore, Duncan Watmore, David Moberg Karlsson dan El-Hadji Ba. (m15/ant/rtr/sky)
Messi Tetap Di Atas Neymar MADRID ( Waspada): Presiden Barcelona Sandro Rosell mengatakan, kedatangan Neymar da Silva (foto kanan) bukan sebagai pesaing bagi megabintang Lionel Messi (foto kiri). Rosell bahkan menegaskan, sosok Messi masih menjadi figure sentral dari permainan El Catalan. “Kami telah mendapatkan Neymar, seorang pemain dan pribadi hebat,” ujarnya. “Tapi tak ada yang lebih baik dari Messi. Neymar datang hanya untuk menunjukkan dia pemain hebat dan dapat membantu Barca,” tambah Rosell kepada 8TV, saluran televisi lokal Katalan, Rabu (17/7). Sebelumnya, keputusan El Barca mendatangkan Neymar dengan nilai transfer •57 juta dari Santos, sempat mendapat kritikan termasuk dari Johan Cruyff. Sang legenda meragukan bahwa Neymar dapat menjadi
tandem Messi, sebab keduanya sebagai bintang. “Tak ada dua ayam jago dalam kandang ayam kami. Hanya ada satu dan dia adalah Lionel Messi,” tegas Rosell. Menurut mantan bek Barca dan Brazil, Jose Edmilson, persaingan itu tidak akan terjadi. Sebab menurut dia, Neymar pribadi yang rendah hati dan siap bekerjasama Messi. “Orang-orang di ruang ganti Barcelona akan terkejut dengan cara Neymar berperilaku. Bagaimana dia mendengarkan orang yang lebih baik dari dia. Dia tidak akan menciptakan masalah apapun,” jamin Edmilson melalui Football Espana. “Neymar sangat cerdas, dia tahu Messi ada di atasnya. Neymar pria yang menyenangkan dan luar biasa. Dia dan Messi dua pemain besar dengan karakteristik berbeda,” papar pria berusia 37 tahun tersebut. (m15/okz/8tv/fe)
diacaf.com
GOL Mihai Pintilli (kiri) ke gawang Vardar Skopje, disambut histeria oleh rekannya Vlad Chiriches (kanan) di Bukarest, Rumania, Rabu (17/7) dinihari WIB.
Steaua Selangkah Lagi BUKAREST (Waspada): Mantan juara Eropa, Steaua Bucharest, selangkah lagi menuju babak kualifikasi III Liga Champions, setelah menggasak Vardar Skopje pada leg pertama babak kualifikasi II. Steaua membuka golnya ketika laga berlangsung 12 menit di Bukarest, Rabu (17/7) dinihariWIB. Tendangan keras Cristian Tanase menjebol gawang tim tamu yang kosong, setelah tembakan Adrian Popa membentur tiang gawang. Mihai Pintilli menambahkan gol kedua sembilan menit kemudian lewat tendangan jarak jauh ke pojok gawang. Tim tuan rumah melengkapi kemenangannya pada injury time babak pertama. Tembakan
Leg I Kualifikasi II LC, Selasa (Rabu WIB) Steaua Bucharest (Romania) v Vardar (Macedonia) Birkirkara (Malta) v Maribor Branik (Slovenia) Fola Esch (Luksemburg) v Dinamo Zagreb (Kroasia) Ekranas Panevezys (Lithuania) v FH (Islandia) Sheriff (Moldova) v Sutjeska Niksic (Montenegro) BATE Borisov (Belarus) v Shakhtyor (Kazakhstan) Dynamo Tbilisi (Georgia) v Streymur (Kep Faroe) Viktoria Plzen (Ceko) v Zeljeznicar Sarajevo (Bosnia) Popa kembali menerpa tiang gawang, namun bola mental ke punggung kipper Igor Pavlovic dan menjalar ke dalam gawang Vardar. Dalam laga lainnya,Viktoria Plzen menang 4-3 atas Zeljeznicar Sarajevo. Plzen sempat kecolongan pada awal babak kedua ketika Tomislav Tomic membuat Zeljeznicar memimpin lebih dahulu. Tetapi juara Ceko itu membalasnya dengan melakukan serangan balik dan lahir gol
3-0 0-0 0-5 0-1 1-1 0-1 6-1 4-3
melalui Marian Cisovsky serta dua gol lainnya dari Daniel Kolar. Tendangan bebas menit 78 yang dilancarkan Vernes Selimovic membuat angka untuk Zeljeznicar, sebelum Frantisek Rajtoral menciptakan gol keempat untuk Plzen. Laga leg kedua akan dimainkan pada 23 dan 24 Juli, semua tim harus lolos dari putaran kualifikasi ketiga sebelum maju ke babak penyisihan grup. (m15/ant/rtr/uefa)
Bocah Lain Korban Demi Putra PM Thailand Maskot Singha All-Star XI Vs Chelsea BANGKOK (Antara/AFP): Seorang ayah di Thailand mengaku, anaknya dikorbankan sebagai maskot pada laga eksibisi Chelsea di Bangkok dan digantikan dengan putra Perdana Menteri (PM)Yingluck Shinawatra. Menurut Bangkok Post, Rabu (17/7), bocah berusia 9 tahun bernama Noppadol Sudlapha, sebenarnya sudah berada dalam daftar anak-anak yang akan baris bersama pemain Chelsea. Kriangyos, ayah Nappadol, bahkan mengklaim bahwa anaknya sudah mengikuti gladi bersih untuk acara tersebut. Tapi Noppadol dan beberapa bocah lainnya kemudian
diberi tahu bahwa nama mereka telah dicoret dari daftar dan digantikan anak perdana menteri dan anak lima menteri kabinet. Kriangyos mengungkapkan, anaknya sangat kecewa dengan keputusan panitia dan dia tidak mau lagi menyaksikan laga The Blues kontra Singha All-Star XI di Stadion Rajamangala, Rabu (17/7) malam. Seorang pejabat dari Singha Beer yang menjadi sponsor acara tersebut mengatakan, para orang tua bebas untuk mendaftarkan anak mereka, tapi tidak semuanya bisa diterima. Namun seorang panitia yang tidak bersedia diungkapkan namanya mengakui bahwa mas-
kot anak umumnya berasal dari para pejabat perusahaan bir tersebut. “Saya memang ditugaskan untuk menyeleksi dan kemudian saya memilih anak perdana menteri,” jelasnya. Laporan lainnya menyebutkan, Supasek Amornchat, anak PMYincluck yang akrab dengan panggilan “Pike”, sebelumnya juga berpartisipasi dalam klinik kepelatihan bersama para bintang Chelsea. “Sangat menyenangkan. Saya menyadari kalau saya harus banyak belajar. Mereka sangat bagus, jika kita ingin mencapai permainan seperti mereka, kita harus berlatih lebih keras,” ucap anak pejabat berusia 11 tahun tersebut.
Sport
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
A7
Gubsu Gembira Sumut Tuan Rumah Djarum Sirnas MEDAN (Waspada): Gubernur Sumatera Utara, H Gatot Pujo Nugroho ST MSi, mendukung penyelenggara Kejuaraan Bulutangkis Djarum Sirkuit Nasional Li-Ning memperebutkan Piala Gubsu 2013 yang digelar pada 9-14 September mendatang di Gedung Serba Guna (GSG), Jl Pancing Medan Estate. “Saya gembira kita dipercaya menjadi penyelenggara event bulutangkis nasional. Hal ini membuktikan bahwa Sumut masih memiliki banyak bibit-bibit atlet bulutangkis potensial,” ujar Gubsu saat menerima audiensi Pengprov PBSI Sumut dan panpel di Gubernuran, Jl Sudirman Medan, Rabu (17/7). Gubsu, didampingi Kadispora Sumut Ir Khairul Anwar MSi dan Sekretaris Sakiruddin SE MM, mengharapkan pelaksanaan Sirnas bisa menjadi daya tarik bagi generasi muda untuk mencintai olahraga sekaligus lahirnya bibit-bibit atlet handal. Ketua Umum Pengprov PBSI Sumut, Ir Johannes IW, menyebutkan Sirnas tersebut diprediksi bakal diikuti 1000 peserta. Selain dari Sumut, kejuaraan juga diikuti peserta dari provinsi lain termasuk luar negeri. “Malaysia dan Singapura sudah memastikan akan mengirim peserta pada Sirnas ini. Negara lainnya masih dalam konfirmasi
keikutsertaan mereka,” ujar Johannes didampingi didampingi Ketua Panpel KasimWijaya, Sekum PBSI Sumut Ir Syari Arwansyah serta pengurus lainnya. Johannes menyebutkan, mengingat membludaknya peserta pada Sirnas ini, pihaknya akan menyediakan 12 lapangan karpet. Pembukaan Sirnas dilaksanakan pada 8 September di Aula Martabe bersamaan gala dinner. Nantinya, Sirnas mempertandingkan 21 nomor pertandingan antara lain tunggal anak-anak (pa/pi), tunggal dan ganda pemula (pa/pi), tunggal dan ganda remaja (pa/pi serta ganda campuran), tunggal dan ganda taruna (pa/pi serta ganda campuran) serta tunggal dan ganda dewasa (pa/pi serta ganda campuran). Johannes menambahkan, pihaknya berharap Pengkab/Pengkot PBSI se-Sumut mengirim atlet berprestasinya ikut serta pada Sirnas itu guna menambah jam terbang dan meningkatkan performa pemain. Di sisi lain, Johannes menyebutkan seperti tahun-tahun sebelumnya, PBSI Sumut kembali akan menggelar buka puasa bersama pada 25 Juli mendatang di Kompleks Pergudangan Mabar. (m18)
Waspada/Setia Budi Siregar
GUBSU H Gatot Pujo Nugroho ST MSi, Kadispora Sumut Drs Khairil Anwar, diabadikan usai menerima audiensi Ketua Umum Pengprov PBSI Sumut Ir Johannes IW dan Ketua Panpel Kasim Wijaya di Gubernuran, Jl Sudirman Medan, Rabu (17/7).
Ribuan Fans Sambut The Reds JAKARTA (Waspada): Klub asal Inggris, Liverpool FC tiba di Jakarta melalui Bandara Halim Perdanakusuma, Rabu (17/7), setelah menempuh perjalanan lebih dari 14 jam dari Negeri Ratu Elizabeth itu. Steven Gerrard dan kawan-kawan tiba di Halim sekira pkl 14.00 WIB. Semua pemain dan ofisial klub berjuluk The Reds ini selanjutnya masuk bus yang sebelumnya telah dipersiapkan pihak panitia kedatangan. Di luar bandara ribuan The Reds Indonesia memadati pintu ke luar. Mereka menumpuk di salah satu sisi areal bandara sejak pukul 10.00 WIB dan tidak ketinggalan mengunakan atribut kebesaran klub asal Liverpool itu. Kostum berwarna merah cukup dominan. Begitu juga poster yang dibawa oleh Liverpuldlian, warna merah mendominasi dan bertuliskan dukungan dan ucapan selamat datang di Indonesia. Selama menunggu semua pemain dan ofisial ke luar dari bandara, ribuan fans The Reds Indonesia terus bernyanyi lagu-lagu kebesaran Liverpool FC. Jumlah suporter yang datang ke Halim ini jauh lebih banyak dibanding saat klub Arsenal yang datang beberapa waktu lalu. Saat bus yang membawa pemain ke luar bandara, ribuan suporter langsung bernyanyi
ROMBONGAN Liverpool menuruni tangga pesawat Global Official Partner Airlines Liverpool FC dari Garuda Indonesia, setibanya di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu (17/7). -Antara-
dan meneriakkan nama-nama pemain. Terlihat sang kapten Steven Gerrard duduk di kursi paling belakang dan terus merekam suporter yang terus member dukungan. “Gerrard, Gerrard, Gerrard,” teriak salah satu supporter bernama Rivando. Dalam kunjungannya ke Indonesia, Manajer Brendan Rodgers membawa sekira 24 pemain, yaitu Brad Jones, Simon Mignolet, Glen Johnson, Jose Enrique, Kolo Toure, Daniel Agger, Luis Alberto, Steven Gerrard, Iago Aspas, Philippe Coutinho, Oussama Assaidi. Selanjutnya Daniel Pacheco, Jordan Henderson, Stewart Downing, Jay Spearing, Lucas Leiva, Joe Allen, Fabio Borini, Raheem Sterling, Martin Kelly, Martin Skrtel, Jon Flanagan, Andrew Wisdom, Jack Robinson, dan Jordon Ibe. Rombongan yang datang menggunakan pesawat Garuda Indonesia ini, tanpa tiga pemain yang baru saja memperkuat negaranya pada Piala Konfederasi 2013 di Brasil, yaitu Pepe Reina, Luis Suarez, dan Sebastian Coates. Selama di Indonesia, Steven Gerrard cs selain menjalani pertandingan melawan Indonesia XI, juga akan melakukan beberapa kegiatan seperti coaching clinic bersama pemain muda Indonesia serta agenda dari sponsor lainnya. Setelah bertanding di Indonesia, anak asuh Brendan Rodgers langsung terbang ke Melbourne, Australia, guna menjalani pertandingan pada 24 Juli dan mengakhiri tur-nya di Bangkok, Thailand, 28 Juli nanti. (m42/ant)
Timnas Gabungan Jamu Biru KONI-Kemenlu Jalin Kerjasama Tingkatkan Kualitas Olahraga JAKARTA (Waspada): Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) menjalin kerjasama dengan Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) dalam peningkatan kualitas dan prestasi olahraga nasional. Nota kesepahaman kerja sama itu ditandangani oleh Ketua Umum KONI Pusat, Tono Suratman, dengan Dirjen Informasi dan Diplomasi Publik Kemenlu, AM Fachir, di Jakarta, Selasa (17/7). “Kami menganggap Kemenlu sangat strategis dalam turut meningkatkan kualitas dan prestasi olahraga nasional, didukung perwakilan maupun konsulat jenderal Kemenlu di 131 negara. Melalui perwakilan Kemenlu tersebut, kita mendapatkan informasi ataupun data mengenai negara-negara unggulan masing-masing cabang olahraga, baik itu port science maupun intellegence,” ujar Tono Suratman. Ia mengatakan dengan data ataupun informasi mengenai negara-negara unggulan yang diberikan oleh perwakilan Kemenlu tersebut, akan digunakan KONI dalam menyusun kebijakan atau program peningkatan olahraga nasional di masa depan. “Di dalam MoU itu hanya memfasilitasi tentang data suatu negara maju yang memiliki cabang olahraga unggulan. Jadi agar perencanannya seperti di negara bersangkutan, apa saja yang dimiliki,” kata dia. Terkait SEA Games XXVII, dia mengatakan
Dubes Indonesia di Myanmar memberikan informasi atau data mengenai jenis-jenis olahraga yang dipertandingkan dan itu sangat membantu KONI dalam membuat program peningkatan prestasi atlet. Hal senada juga diungkapkan AM Fachir, bahwa di dalam nota kesepahaman kerjasama tersebut ada dua hal yang ingin dicapai. Pertama, perwakilan Kemenlu di luar negeri memberikan informasi atau data mengenai negara akreditasi yang mempunyai cabang-cabang olahraga unggulan. “Dengan informasi yang lebih komprehensif itu akan banyak membantu KONI dalam menyusun kebijakannya. Setidaknya informasi yang kita koleksi dari perwakilan itu tidak lama hanya 3 bulan, sebaliknya KONI juga memberikan informasi ke perwakilan kami,” ujar dia. Kedua, Kemenlu dapat melakukan kerjasama dengan negara untuk mengenalkan cabang olahraga tradisional Indonesia, misalnya pencak silat. “Untuk mempromosikan pencak silat kita kirim pelatih Indonesia ke negara tujuan,” kata dia. Ia menambahkan kerjasama ini berlaku selama tiga tahun dan akan ada evaluasi setiap tahunnya. “Tentu saja ada perpanjangan. Tiap tahun akan ada evaluasi dan setelah 3 tahun juga akan dievaluasi untuk perpanjangannya,” pungkasnya. (m42/ant)
Problem Catur
TTS TOPIK
Putih melangkah, mematikan lawannya empat langkah.
Jawaban di halaman A2. 8
7
6
5
4
3
2
KONI Pertahankan Cabor Pelatnas SEAG Butuh Tambahan Dana 60 M JAKARTA (Waspada): Ketua Umum KONI Pusat, Tono Suratman, mengatakan pihaknya tetap berusaha mempertahankan semua cabang olahraga yang sudah menjalani Pemusatan Latihan Nasional (Pelatnas) diikutsertakan dalam SEA Games Myanmar. “Jangan sampai mengurangi cabang olahraga yang sudah menggelar Pelatnas SEA Games XXVII. Sebaiknya pemerintah berusaha mencari tambahan dana Rp60 miliar, bagaimana pun caranya itu harus ada untuk membiayai Pelatnas agar bisa meningkatkan prestasi,” ujar Tono saat ditemui di Kantor Kementerian Luar Negeri (Kemenlu), Jakarta, Rabu (17/7). Menurut dia, pihaknya ingin bertemu langsung dengan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono untuk menjelaskan kekurangan dana Rp60 miliar rupiah untuk 39 cabang olahraga. “Kita ingin bertemu langsung Presiden SBY untuk menjelaskan masalah ini dan kebijakan penambahan dana Rp60 miliar yang disertai dengan alasannya. Penting untuk menemukan solusi, bukan harus dengan cara mengurangi jumlah cabang olahraga,” ujarnya. Ia mengatakan, pihaknya sudah mengirimkan surat ke Kemenpora untuk bertemu dengan Presiden SBY. “Karena perpanjangan tangannya presiden yaitu menteri dan staf, saya sudah menyampaikan surat tersebut ke Menpora,” ujar dia. Ketua Satuan Pelaksana Program Indonesia Emas (Satlak Prima), Surya Dharma, mengatakan pihaknya membutuhkan tambahan dana Rp60 miliar untuk bisa mempertahankan program Pelatnas SEA Games yang telah disusun. Namun, pemerintah belum bisa menambah dana tersebut. Bila opsi pengurangan cabang olahraga (cabor) menjadi salah satu pilihan, lanjut Surya, hal itu akan didasarkan pada target yang ditetapkan cabang olahraga tersebut. “Jadi mungkin yang akan dicoret itu yang targetnya adalah perunggu dan kemungkinan dari 38 disiplin cabang olahraga, hanya tinggal sekira 32 cabang olahraga yang kita ikuti,” kata Surya. (m42/ant)
A
B
C
D
E
F
G
H
nampilan berbeda bagi timnas. Terutama menjamu Si Biru, yang memang kualitasnya lebih baik. “Harus diakui, materi pemain Chelsea lebih baik. Tapi tujuan ujicoba ini bukan hasil akhir pertandingan, tetapi bagaimana memberikan pelajaran bagi pemain timnas,” tutur Djohar. Dia mengharapkan Boaz Salossa cs bisa belajar bagaimana memainkan pola permainan dengan baik. “Bagaimana bertahan dan menyerang, serta bagaimana mengorganisir permainan dengan baik. Intinya, pemain timnas akan mendapat banyak pelajaran berharga dari tim sekelas Chelsea,” ujarnya lagi. Seperti rilis yang disampaikan pihak penyelenggara kedatangan tim berjuluk The Blues ke tanah air, pelatih Jose Mourinho membawa beberapa bintangnya. Di antaranya Frank Lampard, Fernando Torres, Juan Matta, John Terry, Eden Hazard, dan kiper Petr Cech. (yuslan)
Perkemi Hibur Anak Pengungsian Aceh TAKENGEN (Waspada): Guna menghibur anak-anak korban gempa di tenda pengungsian, Persaudaraan Beladiri Kempo Indonesia (Perkemi) Aceh Tengah dan Bener Meriah menggelar latihan dan antraksi bersama di Kp Kute Gelime, Kec Ketol, Rabu (17/7). “Kami melibatkan 30 atlet dalam kegiatan amal ini. Tujuan utamanya adalah menghibur para anak yang masih mengungsi. Semoga mereka bisa bangkit dan melupakan trauma akibat gempa yang terjadi beberapa waktu lalu,” ujar Zul MD, Humas Perkemi Aceh Tengah, kepada Waspada, Rabu (17/7). Menurutnya, latihan dan antraksi kempo dipertunjukan selama sekira satu jam. Melibatkan para anak yang ingin bergabung. “Hanya sesaat saja pertunjukannya, ini karena berhubung suasana puasa Ramadhanm,” katanya. Meski keberangkatan para atlet tanpa persiapan khusus, upaya tersebut diharapkan
SANT AP AN SANTAP APAN RAMADHAN
dapat membangkitkan semangat anak-anak korban gempa bumi, sehingga bisa kembali bangkit dari keterpurukan. “Kami mengumpulkan anak-anak di sana, selanjutnya mereka dilibatkan dalam kegiatan tersebut. Bahkan, jika ada di antaranya yang ingin dilatih khusus, kami akan menurunkan pelatih sampai jangka waktu yang ditentukan,” ucapnya. Seperti diketahui, hentakan gempa berkekuatan 6,2 SR melanda pedalaman Aceh (Aceh Tengah dan Bener Meriah), Selasa (2/7) lalu. Dampaknya, ribuan rumah rusak, ratusan warga luka ringan, dan berat. Selain itu, 42 orang meninggal dunia dan enam korban lainnya belum ditemukan. Data terbaru dari Badan Penanggulan Bencana Aceh (BPBA), hingga kini jumlah pengungsi termasuk anakanak dari dua kabupaten bertetangga ini mencapai 53.339 jiwa. (cb09)
Sudoku Mendatar
1. Mendekatkan diri kepada Allah dengan ibadah dan melipatgandakan amalan yang baik. 4. Al———, Yang Menyempitkan, salah satu Asma’ul-Husna. 7. Agama (Arab). 8. Merasa diri mulia (hebat, pandai dsb); Angkuh. 9. Ar———, salah satu surat Al Quran tentang kota Roma. 10. Ibadah yang pahalanya ditentukan oleh Allah sendiri. 13. Qiyamul-lail. 15. Bulan ke-10 hijriah. 18. Al-______, Yang Penyantun, salah satu Asma’ul-Husna. 20. Nama-nama baik bagi Allah yang merupakan sifat-sifatNya. 22. Utama; Lebih baik. 23. Perang pertama muslim vs kafir tahun ke 2 H. 24. Yang Hidup, salah satu Sifat Dua Puluh dan Asma’ul-Husna. 25. Perilaku mulia yang disukai Allah.
Menurun 1
JAKARTA (Waspada): Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husin, telah memutuskan untuk menurunkan skuad gabungan Timnas Senior dan Timnas U-23 yang akan tampil di SEA Games Myanmar untuk menghadapi Chelsea. Menurut Djohar, ujicoba melawan tim besutan Jose Mourinho yang bakal tersaji di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan Jakarta, Kamis (25/7) malam, menjadi kesempatan kepada pemain nasional jajal kemampuan menghadapi pemain kaliber internasional. “Kami putuskan untuk menurunkan timnas gabungan senior dan U-23. Hal ini untuk memberi kesempatan kepada pemain timnas kita merasakan atmosfer pertandingan menghadapi pemain level dunia,” kata Djohar saat memberi keterangan pers di Jakarta, Rabu (17/7). Kombinasi pemain muda dan senior ini, lanjut Djohar, diharapkan memberikan pe-
1. Buah surga. 2. Bagian dari rukun shalat dengan gerak-gerak tertentu dan
ucapan-ucapan tertentu. 3. Al——, gelar bagi para syekh tasawuf. 4. Pria pembaca Al Quran. 5. Karunia Tuhan. 6. Denda (masa haji atau umrah). 7. Nama lain untuk surga. 8. Maha Tinggi. 11. Kerajaan yang dibentuk Raja Abdul Aziz dengan mempersatukan kerajaan Najd dan Hijaz tahun 1925 (dua kata, tulis tanpa spasi). 12. Surat Al Quran yang isinya menyatakan setiap kesempitan ada kelapangan (dua kata tanpa spasi). 14. Gerakan abad ke-18 di jazirah Arab, menentang taklid dan tasawuf. 16. Gerakan yang didirikan di Qadian, India, yang ajarannya dinyatakan sesat oleh Menteri Agama RI. 17. Nama perang pada tahun 5 H, ujian berat dari Allah atas keteguhan iman para pengikut Nabi Muhammad SAW. 19. Negara anggota OKI pernah dipimpin Muammar Khadafi. 21. Mengasingkan diri dari kehidupan duniawi. 24. Rukun Islam kelima.
Isi dengan angka 1 sampai 9. Tidak boleh ada pengulangan angka mendatar, menurun, maupun di kotak 3x3 bergaris tebal. Tingkat kesulitan: sulit (****), bisa diselesaikan dalam waktu tak sampai 15 menit. Jawabannya di halaman A2 kolom 1.
9 2 8 1
3 9 8 3 9 4
7 5
7 8
4 7
1
3 6 7 1 8 2
5 4 8 6
8 9 5 4 6 7 ****243
Sport
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
A7
Gubsu Gembira Sumut Tuan Rumah Djarum Sirnas MEDAN (Waspada): Gubernur Sumatera Utara, H Gatot Pujo Nugroho ST MSi, mendukung penyelenggara Kejuaraan Bulutangkis Djarum Sirkuit Nasional Li-Ning memperebutkan Piala Gubsu 2013 yang digelar pada 9-14 September mendatang di Gedung Serba Guna (GSG), Jl Pancing Medan Estate. “Saya gembira kita dipercaya menjadi penyelenggara event bulutangkis nasional. Hal ini membuktikan bahwa Sumut masih memiliki banyak bibit-bibit atlet bulutangkis potensial,” ujar Gubsu saat menerima audiensi Pengprov PBSI Sumut dan panpel di Gubernuran, Jl Sudirman Medan, Rabu (17/7). Gubsu, didampingi Kadispora Sumut Ir Khairul Anwar MSi dan Sekretaris Sakiruddin SE MM, mengharapkan pelaksanaan Sirnas bisa menjadi daya tarik bagi generasi muda untuk mencintai olahraga sekaligus lahirnya bibit-bibit atlet handal. Ketua Umum Pengprov PBSI Sumut, Ir Johannes IW, menyebutkan Sirnas tersebut diprediksi bakal diikuti 1000 peserta. Selain dari Sumut, kejuaraan juga diikuti peserta dari provinsi lain termasuk luar negeri. “Malaysia dan Singapura sudah memastikan akan mengirim peserta pada Sirnas ini. Negara lainnya masih dalam konfirmasi
keikutsertaan mereka,” ujar Johannes didampingi didampingi Ketua Panpel KasimWijaya, Sekum PBSI Sumut Ir Syari Arwansyah serta pengurus lainnya. Johannes menyebutkan, mengingat membludaknya peserta pada Sirnas ini, pihaknya akan menyediakan 12 lapangan karpet. Pembukaan Sirnas dilaksanakan pada 8 September di Aula Martabe bersamaan gala dinner. Nantinya, Sirnas mempertandingkan 21 nomor pertandingan antara lain tunggal anak-anak (pa/pi), tunggal dan ganda pemula (pa/pi), tunggal dan ganda remaja (pa/pi serta ganda campuran), tunggal dan ganda taruna (pa/pi serta ganda campuran) serta tunggal dan ganda dewasa (pa/pi serta ganda campuran). Johannes menambahkan, pihaknya berharap Pengkab/Pengkot PBSI se-Sumut mengirim atlet berprestasinya ikut serta pada Sirnas itu guna menambah jam terbang dan meningkatkan performa pemain. Di sisi lain, Johannes menyebutkan seperti tahun-tahun sebelumnya, PBSI Sumut kembali akan menggelar buka puasa bersama pada 25 Juli mendatang di Kompleks Pergudangan Mabar. (m18)
Waspada/Setia Budi Siregar
GUBSU H Gatot Pujo Nugroho ST MSi, Kadispora Sumut Drs Khairil Anwar, diabadikan usai menerima audiensi Ketua Umum Pengprov PBSI Sumut Ir Johannes IW dan Ketua Panpel Kasim Wijaya di Gubernuran, Jl Sudirman Medan, Rabu (17/7).
Ribuan Fans Sambut The Reds JAKARTA (Waspada): Klub asal Inggris, Liverpool FC tiba di Jakarta melalui Bandara Halim Perdanakusuma, Rabu (17/7), setelah menempuh perjalanan lebih dari 14 jam dari Negeri Ratu Elizabeth itu. Steven Gerrard dan kawankawan tiba di Halim sekira pkl 14.00 WIB. Semua pemain dan ofisial klub berjuluk The Reds ini selanjutnya masuk bus yang sebelumnya telah dipersiapkan pihak panitia kedatangan. Di luar bandara ribuan The Reds Indonesia memadati pintu ke luar. Mereka menumpuk di salah satu sisi areal bandara sejak pukul 10.00 WIB dan tidak ketinggalan menggunakan atribut kebesaran klub asal Inggris itu. Kostum berwarna merah cukup dominan. Begitu juga poster yang dibawa oleh Liverpuldlian, warna merah mendominasi dan bertuliskan dukungan dan ucapan selamat datang di Indonesia. Selama menunggu semua pemain dan ofisial ke luar dari bandara, ribuan fans The Reds Indonesia terus bernyanyi lagu-
lagu kebesaran Liverpool FC. Jumlah suporter yang datang ke Halim ini jauh lebih banyak dibanding saat Arsenal yang datang beberapa waktu lalu. Saat bus yang membawa pemain ke luar bandara, ribuan suporter langsung bernyanyi dan meneriakkan nama-nama pemain. Terlihat sang kapten Steven Gerrard duduk di kursi paling belakang dan terus merekam suporter yang terus member dukungan. “Gerrard, Gerrard, Gerrard,” teriak salah satu supporter bernama Rivando. Dalam kunjungannya ke Indonesia, Manajer Brendan Rodgers membawa sekira 24 pemain, yaitu Brad Jones, Simon Mignolet, Glen Johnson, Jose Enrique, Kolo Toure, Daniel Agger, Luis Alberto, Steven Gerrard, Iago Aspas, Philippe
Coutinho, Oussama Assaidi. Selanjutnya Daniel Pacheco, Jordan Henderson, Stewart Downing, Jay Spearing, Lucas Leiva, Joe Allen, Fabio Borini, Raheem Sterling, Martin Kelly, Martin Skrtel, Jon Flanagan, Andrew Wisdom, Jack Robinson, dan Jordon Ibe. Rombongan yang datang menggunakan pesawat Garuda Indonesia ini, tanpa tiga pemain yang baru saja memperkuat negaranya pada Piala Konfederasi 2013 di Brasil, yaitu Pepe Reina, Luis Suarez, dan Sebastian Coates. Steven Gerrard cs selain menjalani pertandingan melawan Indonesia XI, juga akan melakukan beberapa kegiatan seperti coaching clinic bersama pemain muda Indonesia serta agenda dari sponsor lainnya. Setelah bertanding di Indonesia, anak asuh Brendan Rodgers langsung terbang ke Melbourne, Australia, guna menjalani pertandingan pada 24 Juli dan mengakhiri turnya di Bangkok, Thailand, 28 Juli nanti. (m42/ant)
Benny Sihotang Lebih Rasional
Antara
ROMBONGAN Liverpool menuruni tangga pesawat Global Official Partner Airlines Liverpool FC dari Garuda Indonesia, setibanya di Bandara Halim Perdanakusuma, Jakarta, Rabu (17/7).
MEDAN (Waspada): Dukungan kepada Komite Penyelamatan PSMS Medan mengalir dari klub Deli Putra. Tim yang terdaftar di level teratas kompetisi internal PSMS ini menilai bahwa PSMS dipakai untuk kepentingan politik musim lalu. “Kami sangat mendukung, apalagi perbaikan PSMS. Sebelumnya, klub ini digunakan sebagai kepentingan sesaat, bukan pembinaan. Kasihan, Ayam Kinantan hancur,” ujar Plt Ketua Umum Deli Putra, Azam Nasution, Rabu (17/7). Melihat dua sosok ketua
umum (PSMS LPIS dan PT Liga Indonesia), bukan bermaksud memilih tapi Benny Sihotang (foto) lebih rasional. Azam menilai Ketum PSMS Liga Prima Indonesia Sportindo (LPIS) itu sama sekali tidak memiliki misi lain di klub. “Tapi sekali lagi itu adalah penilaian. Bagi saya, Benny lebih bersih, hanya dia berada di tempat yang salah. Itu saja, tapi tak usah lagi kita melihat itu, sekarang bagaimana PSMS ke depannya bisa lebih baik,” sebut Azam. “Saya pribadi juga mengha-
pola pembinaan ada talent scouting, perkembangan bakat dan sebagainya. “Bidang studi olahraga di semua sekolah harus tetap diikuti. Tidak semua harus jadi atlet, tetapi semua harus bisa jadi olahragawan yang berkarakteristik disiplin, tangguh, familiar dan sportif,” jelasnya. “Sehingga kelak menjadi apapun generasi kita tetap menonjol keolahgawanan dan sportivitasnya,” tambah Buya Taufan, yang hobi naik sepeda gohet dan trail. Saat membuka dan menutup Porkab II Tahun 2013 Kabupaten Asahan bulan lalu, Taufan memberi acungan jempol kepada kinerja KONI Asahan. Tahun pertama priodesasi kepengurusan konsisten melakukan konsolidasi, mulai dari penataan administrasi sampai
Problem Catur
kepada soal organisasi dan pembentukan Kordinator Olahraga Kecamatan (Korcam Olahraga). “Himbauan saya kepada pengurus KONI Asahan untuk bersikap dan bertindak tegas dalam menyehatkan organisasi ternyata dilaksanakan dengan baik,” ungkapnya. “Kami melihat sembilan puluh persen elemen KONI Asahan bergerak sesuai fungsi masing masing. Dengan demikian ketua umumnya Nurkarim Nehe, bisa pula menjalankan tugas sebagai Kepala Biro Waspada di KIsaran,” tambah Bupati. Beda Pendapat Tahapan konsolidasi tahun 2012 ditutup KONI Asahan dengan Program Bimbingan Tehnis bagi pengurus KONI Asahan, Kordinator Olahraga Kecama-
TTS TOPIK
Putih melangkah, mematikan lawannya empat langkah.
Jawaban di halaman A2. 8
7
6
5
4
3
2
tan, pengurus cabang olahraga dengan melibatkan Dinas Pemuda dan Olahraga. Dari Bintek lahir beberapa rekomendasi antara lain revitalisasi kepengurusan KONI Asahan. Taufan mengaku, sempat berdebat keras dengan Ketua Umum KONI Asahan Nurkarim Nehe soal rencana pelaksanaan Porkab II yang seharusnya dilaksanakan bulan Desember 2012. Bupati tetap berkeinginan Porkab dilakukan Desember 2012, Nehe bertahan lebih ideal medio 2013 sekalian mencari bibit Kontingen Asahan ke Porwilsu 2014. Tarik menarik ini sempat “menjepit” Nehe dari kalangan pengurus KONI Asahan sendiri maupun pengurus cabang olahraga, juga kecamatan. “Kita patut memberi apresiasi istimewa kepada Bupati
Waspada/Arianda Tanjung
rapkan dalam dukungannya, klub-klub tidak menganut dualisme lagi. Demi PSMS, kita semua yang punya klub, media, dan suporter harus bersatu,” tutupnya. (m33/bht)
A
B
C
D
E
F
G
H
JAKARTA (Waspada): Bigreds Indonesia, Liverpool FC Supporters Club (IOLSC) resmi, akan memberikan beberapa cendera mata kepada skuad Liverpool saat berada di Jakarta. Presiden Bigreds Indonesia, Fajar Nugraha, mengungkapkan salah satu cenderamata yang disiapkan adalah batik. “Kita memang sudah menyiapkan beberapa cendera mata untuk mereka (Liverpool), salah satunya batik. Untuk souvenir kita juga punya sticker, syal dan majalah-majalah yang akan kita berikan kepada pemain,” ungkap Fajar di Jakarta, Rabu (17/7). Liverpool datang ke Indonesia dalam rangkaian tur pramusim ke Asia dan Australia. Indonesia menjadi destinasi pertama rombongan tim Merseyside ini. The Reds terbang dari Inggris menuju Indonesia pada Selasa (16/7) dan tiba
di Jakarta, Rabu (17/7) siang. Namun, Fajar mengaku belum tahu kapan pihaknya bisa menyerahkan cenderamata yang sudah disiapkan kepada skuad asuhan Brendan Rodgers tersebut. “Mungkin nanti itu lebih ke acara yang dibuat oleh EO dan sponsor. Kita juga belum tahu bisa menyerahkan cendera mata ke pemain kapan. Tapi, yang penting kita sudah menyiapkannya lebih dulu,” kata Fajar. Liverpool akan menjajal tim Indonesia XI yang bermaterikan skuad Timnas Indonesia di bawah arahan Pelatih Jacksen F Thiago di Stadion Gelora Bung Karno, Jakarta, Sabtu (20/7). Setelah berlaga di Jakarta, selanjutnya The Reds terbang bertanding menghadapi MelbourneVictory pada 24 Juli dan terakhir ke Bangkok pada 28 Juli mendatang menjajal Timnas Thailand. (m33/kcm)
JAKARTA (Waspada): Ketua Umum PSSI Djohar Arifin Husin, telah memutuskan untuk menurunkan skuad gabungan Timnas Senior dan Timnas U-23 yang akan tampil di SEA Games Myanmar untuk menghadapi Chelsea. Menurut Djohar, ujicoba melawan tim besutan Jose Mourinho yang bakal tersaji di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan Jakarta, Kamis (25/7) malam, menjadi kesempatan kepada pemain nasional jajal kemampuan menghadapi pemain kaliber internasional. “Kami putuskan untuk menurunkan timnas gabungan senior dan U-23. Hal ini untuk memberi kesempatan kepada pemain timnas kita merasakan atmosfer pertandingan menghadapi pemain level dunia,” kata Djohar saat memberi keterangan pers di Jakarta, Rabu (17/7). Kombinasi pemain muda dan senior ini, lanjut Djohar, diharapkan memberikan pe-
nampilan berbeda bagi timnas. Terutama menjamu Si Biru, yang memang kualitasnya lebih baik. “Harus diakui, materi pemain Chelsea lebih baik. Tapi tujuan ujicoba ini bukan hasil akhir pertandingan, tetapi bagaimana memberikan pelajaran bagi pemain timnas,” tutur Djohar. Dia mengharapkan Boaz Salossa cs bisa belajar bagaimana memainkan pola permainan dengan baik. “Bagaimana bertahan dan menyerang, serta bagaimana mengorganisir permainan dengan baik. Intinya, pemain timnas akan mendapat banyak pelajaran berharga dari tim sekelas Chelsea,” ujarnya lagi. Seperti rilis yang disampaikan pihak penyelenggara kedatangan tim berjuluk The Blues ke tanah air, pelatih Jose Mourinho membawa beberapa bintangnya. Di antaranya Frank Lampard, Fernando Torres, Juan Matta, John Terry, Eden Hazard, dan kiper Petr Cech. (yuslan)
Atlet Tirta Prima Toreh Prestasi Nasional Waspada/Sapriadi
Taufan Gama Simatupang yang ikhlas mendengar serta menerima advis Ketua Umum KONI Asahan soal pelaksanaan PORKAB II,” komentar Hidayat Afif SH, Kepala Badan Auditor Internal KONI Asahan. (bersambung) *Sapriadi
MEDAN (Waspada):Tiga dari empat perenang klub Tirta Prima Medan yang dikirim oleh Disdik Sumut mengikuti event O2SN tingkat nasional kategori SD dan SLTP di Samarinda dan Balikpapan, 30 Juni-6 Juli lalu menoreh prestasi gemilang. Keberhasilan ketiga atlet mewakili Sumut tersebut ke tingkat nasional, tak terlepas dari kerjasama pengurus, pelatih, atlet bahkan orang tua. Demikian disampaikan Ketua Umum Klub Renang Tirta Prima Medan, Prima Dwi Poernomo, Rabu (17/7). Adapun prestasi yang diraih ketiga atlet itu antara lain 3 emas tingkat SD dari Erlangga Andaru Rinaldi (SD Kemala Bhayangkari Medan) dari
SANT AP AN SANTAP APAN RAMADHAN
100m dada, 100m bebas, dan 100m punggung. Dari tingkat SLTP, M Ilham Sufiawan (SMP Dharma Pancasila Medan) meraih perak dan perunggu disumbangkan Dwi Kinanti Irianto (SMP Harapan Medan). Sayangnya, Arun Pratiwi (SD Kartika I/I Medan) belum berhasil karena hanya target menambah jam terbang. Menurut Dwi, keberhasilan ketiga atletnya tersebut tak terlepas dari jerih payah, usaha serta latihan serius atletnya. “Dan yang paling utama adalah, perhatian orangtua atlet serta pelatih yang tak pernah berhenti memberi dukungan agar anak-anak dapat menjadi atlet andal ke depannya,” katanya. (m18)
Sudoku Mendatar
1. Mendekatkan diri kepada Allah dengan ibadah dan melipatgandakan amalan yang baik. 4. Al———, Yang Menyempitkan, salah satu Asma’ul-Husna. 7. Agama (Arab). 8. Merasa diri mulia (hebat, pandai dsb); Angkuh. 9. Ar———, salah satu surat Al Quran tentang kota Roma. 10. Ibadah yang pahalanya ditentukan oleh Allah sendiri. 13. Qiyamul-lail. 15. Bulan ke-10 hijriah. 18. Al-______, Yang Penyantun, salah satu Asma’ul-Husna. 20. Nama-nama baik bagi Allah yang merupakan sifat-sifatNya. 22. Utama; Lebih baik. 23. Perang pertama muslim vs kafir tahun ke 2 H. 24. Yang Hidup, salah satu Sifat Dua Puluh dan Asma’ul-Husna. 25. Perilaku mulia yang disukai Allah.
Menurun 1
Bigreds Siapkan Batik Gerrard Cs
Timnas Gabungan Jamu Biru
Olahraga Bermanfaat Buat Segala Aspek (1) OLAHRAGA jika digeluti teratur dan disiplin akan memberi efek baik bagi jiwa raga. Artinya, olahraga sangat bermanfaat untuk segala aspek dan aktifitas sehari hari. Sehingga sedapat mungkin tiap warga harus menyempatkan berolahraga. “Minimal gerakan olahraga sholat dalam kepercayaan Islam,” ucap Bupati Asahan Drs H Taufan Gama Simatupang MAP (foto) kepada Waspada, Rabu (17/7). Karenanya, komitmen Pemkab Asahan terhadap pembinaan olahraga tidak diragukan lagi karena bahagian dari visi Relijius, Sehat, Cerdas, Mandiri. Namun Taufan menyadari, tidaklah mungkin seluruh remaja di Kabupaten Asahan dijadikan atlet.Tentu sesuai
Waspada/ist
SUPORTER fanatik Liverpool menyambut kedatangan pemain-pemain The Reds di Jakarta, Rabu (17/7).
1. Buah surga. 2. Bagian dari rukun shalat dengan gerak-gerak tertentu dan
ucapan-ucapan tertentu. 3. Al——, gelar bagi para syekh tasawuf. 4. Pria pembaca Al Quran. 5. Karunia Tuhan. 6. Denda (masa haji atau umrah). 7. Nama lain untuk surga. 8. Maha Tinggi. 11. Kerajaan yang dibentuk Raja Abdul Aziz dengan mempersatukan kerajaan Najd dan Hijaz tahun 1925 (dua kata, tulis tanpa spasi). 12. Surat Al Quran yang isinya menyatakan setiap kesempitan ada kelapangan (dua kata tanpa spasi). 14. Gerakan abad ke-18 di jazirah Arab, menentang taklid dan tasawuf. 16. Gerakan yang didirikan di Qadian, India, yang ajarannya dinyatakan sesat oleh Menteri Agama RI. 17. Nama perang pada tahun 5 H, ujian berat dari Allah atas keteguhan iman para pengikut Nabi Muhammad SAW. 19. Negara anggota OKI pernah dipimpin Muammar Khadafi. 21. Mengasingkan diri dari kehidupan duniawi. 24. Rukun Islam kelima.
Isi dengan angka 1 sampai 9. Tidak boleh ada pengulangan angka mendatar, menurun, maupun di kotak 3x3 bergaris tebal. Tingkat kesulitan: sulit (****), bisa diselesaikan dalam waktu tak sampai 15 menit. Jawabannya di halaman A2 kolom 1.
9 2 8 1
3 9 8 3 9 4
7 5
7 8
4 7
1
3 6 7 1 8 2
5 4 8 6
8 9 5 4 6 7 ****243
A8
Sport
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
AP
PELATIH Chelsea Jose Mourinho (kanan) memberi arahan kepada pemain jelang laga ujicoba kontra Singha All Stars di Bangkok, Rabu (17/7).
Chelsea Tipis, Gunners Pesta BANGKOK (Waspada): Chelsea hanya mampu menang 1-0 atas Singha All-Stars dalam laga eksibisi di Bangkok, Rabu (17/7) malam. Gol semata wayang The Blues disumbangkan Romelu Lukaku. Pelatih Chelsea, Jose Mourinho, langsung menurunkan dua pemain barunya, yakni Andre Schurrle dan Kevin De Bruyne, sebagai starter. Lukaku sendiri menjadi andalan The Blues di lini depan. Chelsea pun mendominasi permainan dan menciptakan banyak peluang. Namun, Chelsea baru bisa mencetak gol pada menit 33. Wasit Sivakorn Puupom memberikan hadiah penalti bagi tim tamu setelah Wallace dijatuhkan oleh Bukasa Kasongo di kotak terlarang. Lukaku, maju sebagai algojo, sukses menaklukkan kiper
Thanongsak Panpipat. Di Hanoi, Arsenal melanjutkan kemenangan fantastis mereka dalam tur pramusim ke Asia. Dalam laga ujicoba melawan Vietnam di Hanoi, The Gunners mencukur tuan rumah 7-1. Olivier Giroud kembali tampil meyakinkan setelah mencetak hatrik. Empat gol lainnya disumbangkan Alex Oxlade-Chamberlain, Ignasi Miquel serta dua dari pemain muda Chuba Akpom. Satu-satunya gol penghibur Vietnam dicetak Tran Manh Dung. (m33/rtr)
zimbio
Fans Alasan Lorenzo TEXAS, AS (Waspada): Jorge Lorenzo (foto kiri) telah memastikan diri bakal tampil di MotoGP Amerika Serikat, akhir pekan nanti. Pebalap asal Yamaha yang baru saja menjalani operasi ini mengatakan fans sebagai alasannya mengaspal di Laguna Seca. Pada seri sebelumnya di Sachsenring, Lorenzo gagal tampil akibat mengalami kecelakaan pekan lalu. Karena kecelakaan itu, pemulihan cedera yang terjadi di MotoGP Belanda menjadi percuma. Jawara dunia MotoGP itu pun kembali naik meja operasi dan Lorenzo harus mengalami operasi yang cukup kompleks dengan ditanam plat baru dan 10 sekrup. Atas kondisi tersebut, Lorenzo mengaku akan fokus
menjalani pemulihan dan sempat ingin absen di Laguna Seca. Namun, akhirnya rider asal Spanyol tersebut mengonfirmasi bahwa dirinya pasti turun dalam seri kesembilan musim ini. Lorenzo mengatakan keinginannya turun di Amerika, tak lain karena ingin berjumpa pada fans. Tandem Valentino Rossi itu juga tak lupa berterima kasih atas dukungan beberapa pihak yang terus mengalirkan kepadanya. “Saya ingin berada di sana untuk para fans terutama untuk tim saya, yang telah sabar menunggu kehadiran saya,� ujar Lorenzo, Rabu (17/7). Layaknya Lorenzo, Dani Pedrosa (foto kanan) juga akan tampil di Laguna Seca. (m33/mgp)
A8
Sport
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
motogp
Fans Alasan Lorenzo TEXAS, AS (Waspada): Jorge Lorenzo (foto) telah memastikan diri bakal tampil di MotoGP Amerika Serikat,akhir pekan nanti. Pebalap asal Yamaha yang baru saja menjalani operasi ini mengatakan fans sebagai alasannya mengaspal di Laguna Seca. Pada seri sebelumnya di Sachsenring, Lorenzo gagal tampil akibat mengalami kecelakaan pekan lalu. Karena kecelakaan itu, pemulihan cedera yang terjadi di MotoGP Belanda menjadi percuma. Jawara dunia MotoGP itu pun kembali naik meja operasi dan Lorenzo harus mengalami operasi yang cukup kompleks dengan ditanam plat baru dan 10 sekrup. Atas kondisi tersebut, Lorenzo mengaku akan fokus menjalani pemulihan dan sempat ingin absen di Laguna Seca. Namun, akhirnya rider asal Spanyol tersebut mengonfirmasi bahwa dirinya pasti turun dalam seri kesembilan
musim ini. Lorenzo mengatakan keinginannya turun di Amerika, tak lain karena ingin berjumpa pada fans. Tandem Valentino Rossi itu juga tak lupa berterima kasih atas dukungan beberapa pihak yang terus mengalirkan kepadanya. “Saya ingin berada di sana untuk para fans terutama untuk tim saya, yang telah sabar menunggu kehadiran saya,” ujar Lorenzo, Rabu (17/7). Melihat keinginan Lorenzo tampil di Laguna Seca, para dokter terlihat kecewa dan tetap menyarankan agar sang pebalap beristirahat. Meski demikian, kru Lorenzo tetap diberangkatkan ke Laguna Seca untuk mempersiapkan segala kemungkinan. Valentino Rossi juga punya keyakinan bahwa rekan satu timnya tersebut akan turun di Laguna Seca. Pasalnya, hasil pemeriksaan medis menunjukkan proses pemulihan Lorenzo berjalan baik. (m33/mgp)
motogp
Pedrosa Susul Lorenzo BARCELONA, Spanyol (Waspada): Dani Pedrosa (foto) juga memastikan akan tampil di balapan MotoGP Amerika Serikat di Sirkuit Laguna Seca, akhir pekan nanti. Pebalap Repsol Honda tersebut berangkat ke California, Kamis (18/7) ini. Sebelum berangkat, Pedrosa menjalani fisioterapi lanjutan di Barcelona. Pedrosa mendapat cedera ringan setelah mengalami kecelakaan parah pada sesi latihan bebas ketiga MotoGP Jerman di Sirkuit Sacsenring, Sabtu (13/7) lalu. Pebalap Repsol Honda berusia 27 tahun ini mendapat retak pada collarbone kiri dan melewatkan seri Jerman karena pusing. “Syukurlah, setelah beberapa hari beristirahat, Dani (Pedrosa) merasa baik lagi dan akan berangkat ke Amerika pada Kamis. Dia punya satu hari lagi untuk menjalani fisioterapi pada bahu kanan di Barcelona sebelum ke Laguna Seca,” demikian kubu Repsol Honda, Rabu (17/7). “Setelah akhir pekan yang mengecewakan di Jerman, saya senang bisa merasa lebih baik lagi dan bersyukur karena bahu saya tidak patah, hanya retak kecil. Sekarang saya butuh kembali ke lintasan dan berharap bisa mendapat akhir pekan yang bagus,” ucap Pedrosa. Sebelumnya, Jorge Lorenzo juga cedera pada collarbone kiri dan memutuskan tetap berangkat ke Laguna Seca. Dengan tampilnya Lorenzo dan Pedrosa, otomatis persaingan pebalap di Laguna Seca jadi lebih ketat dan seru. (m33/mgp)
Medan Metropolitan
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
B1
Waspada/Rudi Arman
KASAT Lantas Polresta Medan Kompol M. Budi Hendrawan didampingi Wakasat AKP AA. Rangkuti mendata barang bukti ratusan sepedamotor yang terjaring Ops Patuh Toba 2013 di halaman Mako Sat Lantas Jln. Adinegoro Medan, Rabu (17/7).
Sat Lantas Tindak 7.980 Pengendara Ops Patuh 2013 Ungkap Lima Kasus Curanmor Dan Narkoba MEDAN (Waspada): Selama pelaksanaan Ops Patuh Toba 4-17 Juli 2013, Sat Lantas Polresta Medan telah menindak 7.980 pengendara kendaraan bermotor yang melanggar UU Lalulintas. “Selain itu, empat kasus pencurian kendaraan bermotor (curanmor) dan satu kasus narkoba berhasil diungkap selama
pelaksanaan Ops Patuh,” kata Kasat Lantas Polresta Medan Kompol M. Budi Hendrawan kepada Waspada, Rabu (17/7) sore. Budi menjelaskan, dari 7.980 tilang, pelanggaran yang paling banyak yakni masalah kelengkapan kendaraan mencapai 2.540 kasus. “Di urutan kedua tidak memakai helm mencapai 1.947 kasus, tidak memiliki surat kendaraan 1.437 kasus, melanggar
Sopir Angkot Curi Sepedamotor Ditangkap MEDAN (Waspada): Polsek Sunggal menangkap sopir angkot yang sudah berulangkali melakukan pencurian sepedamotor dalam penyergapan di Jln. Gatot Subroto simpang Jln. TB. Simatupang. “Dari tersangka M, 30, warga Lingkungan I Sukatani, Desa Rakyat, Kec. Kuala, Langkat, disita barang bukti sepedamotor Suzuki FU 150 SCD BK 4047 ACA. Sedangkan, dua temannya berinisial MS dan HNG kini masih dalam pengejaran,” kata Kapolsek Sunggal Kompol M Luther Dachi S.Sos, SH, melalui Kanit Reskrim Iptu I Gusti Ngurah AAA kepada Waspada, Rabu (17/7) sore. I Gusti mengatakan, penangkapan itu berawal saat personelnya sedang mencari narapidana yang kabur pasca kerusuhan Lapas Kelas I Tanjung Gusta Medan. Ketika berada di Jln. Gatot Subroto simpang Jln. TB. Simatupang. Medan Sunggal, pihaknya mendapat informasi ada pencurian sepedamotor Suzuki FU 150 SCD BK 4047 ACA milik Andri Pramana Putra, 23, pegawai Bank Rakyat Indonesia (BRI) Unit Medan Sunggal. Sepedamotor tersebut dicuri tiga pelaku saat parkir di depan kantor BRI Jln. TB Simatupang No.236, Kel. Lalang, Kec. Medan Sunggal. Timsus Reskrim Polsek Sunggal terus menuju ke lokasi dan dalam waktu singkat menangkap tersangka M bersama barang bukti sepedamotor tidak jauh dari lokasi pencurian. Ketika diinterogasi, tersangka M mengaku, sebelumnya juga mencuri sepedamotor milik Holida yang merupakan tetangganya. Dihadapan korban Holida, tersangka mengaku telah menjual sepedamotor itu seharga Rp2 juta. Mendengar pengakuan tersangka M, korban Holida langsung menangis sambil memeluk tersangka. “Dik, kamu kok tega kali mengambil sepedamotor kakak, orangtuamu kenal baik bahkan sudah dianggap saudara,” ujar korban menangis disaksikan suami dan anaknya. Sementara Kanit Reskrim I Gus menuturkan, pihaknya masih melakukan pengembangan diduga tersangka M sudah berulangkali melakukan pencurian sepedamotor di kawasan hukum Polsek Sunggal. (m36)
rambu 1.373 kasus dan melebihi muatan 159 kasus,” jelas Budi didampingi Wakasat AKP AA. Rangkuti dan Panit Reg Ident Iptu Ardy Wibowo. Sedangkan barang bukti yang disita yakni 2.759 SIM, 4.365 STNK dan 854 sepedamotor.“Sepedamotor ini kita amankan di Mako Sat Lantas Polresta Medan. Pemilik kendaraan yang ditilang wajib mengikuti persidangan,” jelasnya. Kendati Ops Patuh telah berakhir, lanjut Budi, pihaknya tetap melakukan penindakan terhadap pengendara kendaraan bermotor yang melanggar UU Lalulintas. “Kita mengimbau para pengendara sepedamotor, mobil, becak bermotor (betor), sopir angkutan kota (angkot) dan
lainnya agar tetap mematuhi peraturan lalu lintas demi keselamatan diri sendiri dan pengguna jalan lainnya,” ujar Budi. 6 Tewas Selain penindakan, kata Budi, Sat Lantas Polresta Medan menangani 28 kasus kecelakaan lalulintas dengan korban meninggal dunia 6 orang, luka berat 14 orang, luka ringan 17 orang dan kerugian materi men-capai Rp39.250.000. Sat Lantas juga melakukan kegiatan pendidikan masyarakat atau sosialisasi melalui media cetak, elektronik, tempat keramaian, memasang spanduk dan membagi-bagikan stiker. Polisi juga memberikan penyuluhan di kampus dan sekolah tentang tertib lalulintas. Ungkap kejahatan
Pada pelaksanaan Operasi Patuh ini, Sat Lantas Polresta Medan berhasil mengungkap lima kasus kriminalitas yakni pencurian kendaraan bermotor dan narkoba. “Ada tiga kasus pencurian sepedamotor dengan lokasi kejadian di kawasan Sunggal, Jln. Ahmad Yani dan Jln. Selamat Ketaren/Letda Sujono. Kemudian kasus pencurian mobil Innova BK 1032 KR (palsu) dengan lokasi kejadian di Jln. Gagak Hitam/Ringroad dan kasus narkoba 24 paket sabu dan 1 paket ganja di Jln. Letda Sujono,” jelasnya. Semua kasus tindak kejahatan tersebut telah diserahkan ke Polsek terdekat dan Sat Reskrim Polresta Medan seperti kasus pencurian mobil Innova. (m39)
UNESCO Siap Bantu Atasi Permasalahan Air Bersih MEDAN (Waspada): UNESCO akan membantu Pemerintah Kota Medan untuk mengatasi masalah kekurangan pasokan air bersih. Nantinya, pasokan air bersih ini diutamakan untuk kawasan Utara yakni Belawan dengan memanfaatkan air sungai Deli yang dikelola menjadi air bersih berkualitas. Demikian dikatakan Deputy Director and Senior Programme Specialist forWater and Environmental Sciences UNESCO Mr. Sahbaz Khan saat melakukan audiensi dengan Plt. Wali Kota Medan Dzulmi Eldin didampingiSekdaSyaifulBahridiKantor Wali Kota Medan, Rabu (17/7). Mr. Sahbaz Khan menjelaskan, masalah kebutuhan air bersih yang dialami Kota Medan sama dengan permasalahan yang dialami berbagai kota besar di dunia. UNESCO telah membantu 40negaradiAsiadalammengatasi masalah kebutuhan air bersih. Saat ini, UNESCO sedang
membantu Kota Jakarta dalam mengatasi kesulitan air bersih. Untuk mengatasi masalah kesulitan air bersih di wilayah Utara khususnya Medan Belawan, perlu mencari sumber air lain. Dalam hal ini, pemanfaatan air Sungai Deli merupakan salah satu solusi. Sedangkan untuk memanfaatkan sumber air di bawah tanah, tentunya akan mengalami bebagai problem, yakni terjadi polusi rumah tangga akibat sumber air yang mengandung garam. “Kami datang ke Kota Medan untuk menawarkan program kerja kami khusus di bidang air bersih dan lingkungan. Kami akan coba membagi pengalaman untuk mengelola air bersih,“ ujar Sahbaz Khan. Menurutnya, pihak UNESCO akan turun ke lapangan guna melihat situasi. Setelah itu, hasilnya akan dilaporkan dan pihak UNESCO akan menurunkan para ahli-ahli. Kerja ini me-
merlukan waktu cukup panjang. UNESCO siap membantu Pemerintah Kota Medan guna menggelola air bersih baik untuk saat ini maupun di masa yang akan datang. Plt Walikota Medan Dzulmi Eldin menjelaskan, permasalahan yang sedang dihadapi Kota Medan adalah kesulitan akan kebutuhan air bersih. Pasokan air bersih yang ada selama ini berasal dari PDAM Tirtanadi Provinsi Sumatera Utara sehingga Kota Medan tidak bisa mengelola secara leluasa dan memberi pasokan air bersih kepada masyarakat. Menurut Eldin, pemanfaatan sumber air sungai Deli untuk dijadikan air bersih merupakan salah satu solusi. Diharapkan pihak UNESCO dapat melakukannya karena kebutuhan akan air bersih ini sudah sangat mendesak dan Pemerintah Kota Medan siap memberikan data-data yang diperlukan.(m50)
Gubsu Berharap Aset Pemprovsu Dijaga
Waspada/Ismanto Ismail
KORBAN Holida (kiri) menangis karena sepedamotornya dicuri tersangka M (kanan), usai diinterogasi di Polsek Sunggal.
MEDAN (Waspada): Gubernur Sumatera Utara H Gatot Pujo Nugroho ST, MSi, mengharapkan aset Pemerintah Provinsi Sumut yang ada di Bandara Polonia Medan, tetap terjaga, meskipun Bandara Polonia sudah tak lagi dibuka untuk umum setelah KNIA beroperasi. Hal ini disampaikan Gubsu saat menerima audiensi Komandan Lanud Soewondo Kolonel Pnb SM Handoko, SIP, MAP, bersama stafnya di Rumah Dinas Gubsu Jln. Sudirman Medan, Rabu (17/7). “Mulai 25 Juli 2013 penjagaan dan pengamanan di Polonia akan menjadi otoritas Danlanud dan tidak dibuka untuk umum. Properti dan funiture
yang tidak berfungsi lagi di Bandara Polonia, secara mekanisme akandipinjampakaikansementara ke Lanud agar tidak terjadi penjarahan nantinya,” ujar Gubsu. Gubsu juga mengharapkan barang yang akan dikirimkan dari Polonia ke Kualanamu dipaketkan dahulu sebelumnya agar barang aman. Sementara itu, Komandan Lanud Soewondo Kolonel Pnb SM Handoko menyampaikan, dalam rangka peningkatan keamanan di Bandara Polonia Medan, Lanud meminta pengadaan kendaraan patroli yaitu motor kawal dan mobil patroli untuk saranamonitoringLandasanPolonia. Selain itu, untuk perawatan Lanud memohon Pemprovsu
menyediakan mesin pemotong rumput dan perbaikan hanggar yang dibangun oleh Pemprovsu. Kata dia, pemakaian radar untuk Kualanamu masih menggunakan radar yang berada di Polonia selama satu tahun menunggu operasional radar KNIA. Menurut Handoko, Lanud Soewondo akan mendistribusikan barang dari Bandara Polonia ke Kualanamu dengan aman dan tertib. “Kami hanya ingin memberitahukan dan meminta izin tentang pemakaian properti atau furniture yang berada di Bandara Polonia Medan. Masalah keamanan barang yang akan dibawa ke Kualanamu kami akan mengantarkannya dengan aman,” sebutnya.(m28)
Polsek Medan Timur Tilang 876 Pengendara MEDAN (Waspada): Selama dua pekan pelaksanaan Operasi Patuh 2013, Unit Lalulintas Polsek Medan Timur telah menindak 876 pengendara kendaraan bermotor yang melakukan pelanggaran disiplin berlalulintas di jalan raya. Sedangkan 88 unit sepedamotor diamankan karena tidak dilengkapi dokumen kepemilikan. Kanit Lantas Polsek Medan Timur AKP Sawangin Manurung menjelaskan, pelaksanaan Operasi Patuh 2013 yang dimulai sejak 4 Juli hingga17 Juli digelar di Jln. Prof HMYamin, Jln. Gunung Krakatau simpang Jln. Cemara, dan Jln. Thamrin dengan total surat tilang mencapai 876 lembar. “Dari 876 tindakan pelanggaran, 570 untuk tilang STNK, 202 tilang SIM, dan 88 tilang penahanan sepedamotor, 14 tilang becak bermotor
dan 2 untuk tilang kendaraan roda empat,” ujar Sawangin kepada Waspada, di Mapolsek Medan Timur, Rabu (17/7). Menurut dia, pelanggaran paling banyak didominasi oleh pengendara sepedamotor yang tidak memakai helm dan disusul tidak melengkapi kendaraan bermotor serta tidak membawa STNK dan SIM. Sedangkan kesadaran untuk menyalakan lampu utama di siang hari mengalami peningkatan. Namun, kata dia, khusus untuk pengendara becak bermotor diimbau agar tetap mematuhi disiplin berlalulintas karena banyak pengemudi betor yang sesuka hatinya menaikkan dan menurunkan penumpangnya serta tidak memakai helm di jalan raya. (h04)
TVRI Sumut Dan SMK Smart Tandatangani MoU MEDAN (Waspada): Sekolah Menengah Kejuruan Teknologi Informatika (SMK TI) Smart (Smart School) menjalin kerjasama dengan Lembaga Penyiaran Publik Televisi Republik Indonesia (LPP TVRI) Stasiun Sumatera Utara ditandai dengan penandatangan Memorendum of Understanding (MoU), di gedung TVRI Jln. Putri Hijau Medan, Selasa (16/7). MoU yang ditandatangani oleh Kepala LPP TVRI Stasiun Sumut Ir Syafrullah dan Kepala Sekolah SMK TI Smart (Smart School) didasari keinginan bersama untuk mensinergikan tugas dan fungsimasing-masingdengantetapmengindahkan ketentuan dan perundangan yang berlaku. Kesepakatan ini selanjutnya akan diwujudkan dalam bentuk kerjasama seimbang bagi penyediaan sumber daya manusia (SDM) yang berkualitas dan bermanfaat baik di bidang pendidikan maupun bidang lainnya. Syafrullah mengatakan, pihaknya dengan senang hati menerima kehadiran para siswa untuk magang di TVRI dan berharap memanfaatkan kesempatan ini sebaik mungkin untuk menambah ilmu pengetahuan. “Jadikanlah TVRI ini sebagai rumah kalian untuk berkreasi dan mengeksplorasi ilmu yang telah dipelajari. Belajarlah dengan serius, tunjukkan kalau kalian merupakan SDM yang telah siap pakai karena nantinya tidak tertutup bagi kalian untuk direkrut karyawan TVRI atau pun stasiun-
stasiun televisi lainnya,” katanya. Apalagi, menurut dia, sekarang ini TVRI sedang mengadakan pembenahan untuk memperbaiki penyiarannya, oleh karena itu dibutuhkan SDM muda yang siap pakai. Sementara itu, Kepsek Susanto dalam sambutannya menyampaikan terimakasih kepada pihak LPP TVRI Sumut yang telah menerima siswanya untuk bisa magang. Praktik langsung ini bermanfaat bagi siswa bisa melihat bagaimana proses penyiaraan di samping ilmu yang didapat dari bangku sekolah. “Usia SMK TI Smart (Smart School) yang beralamat di Kompleks MMTC Blok B No. 29-32 Jl. William Iskandar, Kec. Percut Seituan, Deliserdang, masih terbilang muda, baru berusia tiga tahun namun para siswanya diyakini telah siap pakai,” ujarnya. Dalam kesempatan itu, salah seorang guru Jon menambahkan, dalam penerimaan siswa baru, pihaknya nanti akan mengadakan seleksi yang ketat. Seperti tahun kemarin, banyak siswa yang mundur karena tidak dapat mengikuti program-program pendidikan yang berlaku. “Sejak didirikan SMK TI Smart (Smart School) tidak menargetkan menerima banyak siswa, namun lebih mengutamakan kualitas pendidikan. Siswa yang telah lulus nanti merupakan SDM yang telah siap pakai dan langsung mendapatkan pekerjaan,” tutur Jon. (cwan)
Waspada/Ist
KEPALA LPP TVRI Stasiun Sumut Ir Syafrullah (dua kanan), Kepsek SMK TI Smart (tiga kanan), staf TVRI dan para siswa foto bersama di halaman TVRI Jln. Putri Hijau Medan.
Medan Metropolitan
B2
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
APEL PENGAMANAN LAPAS: Seratusan personel TNI sedang melakukan apel pengamanan pasca kerusuhan Lapas Klas I Tanjunggusta Medan, Rabu (17/7) sore. Dalam peristiwa kerusuhan itu, 212 orang narapidana kabur.
Waspada/Ismanto Ismail
Sering Padamkan Listrik, PLN Digugat MEDAN (Waspada): Karena terlalu sering memadamkan aliran listrik, PT PLN digugat warga Kota Medan yang diwakili tujuh warga. Mereka memberikan kuasa kepada Persaudaraan Advokat Konsumen (Perak). Koordinator Perak Farid Wajdi saat mendaftarkan gugatan citizen law suit ini di Pengadilan Negeri (PN) Medan, Rabu (17/7), mengatakan, gugatan ini dilayangkan kepada PT PLN
Pembangkit Sumut, PT PLN Wilayah Sumut, PT PLN Proyek Induk Pembangkit dan Jaringan Sumut-Aceh-Riau, PT PLN Penyaluran dan Pusat Pengaturan Beban. Turut tergugat Presiden RI, Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Menteri Keuangan dan Gubernur Sumut. Gugatan ini dilayangkan karena pihaknya ingin memastikan pasokan listrik di Sumut dapat terjamin. “Sejak tahun 2005, Sumut sudah jadi kawasan krisis listrik. Namun belum ada juga perbaikan yang dilakukan PT PLN baik dari segi kelemba-
Tewas Dalam Mobil MEDAN (Waspada): Seorang pengendara mobil Karimun BK 1570 ZO ditemukan tewas mendadak dalam mobilnya di Jln. Merak Jingga, Kel. Kesawan, Kec. Medan Barat, Senin (15/7) sekira pukul 18:00. Jenazah Abdul Chalik, 74, warga Jln. Galang, Kel. Pandau Hulu, Kec. Medan Perjuangan, segera dievakuasi ke RS Permata Bunda. Informasi yang diperoleh di lokasi kejadian, korban sehariharinya berjualan kain di kawasan Pajak Ikan Lama itu meninggal karena sakit jantung yang dialaminya. Sore itu, korban mengendarai mobilnya melintas dari arah Jln. Merak Jingga menuju Jln. Perintis Kemerdekaan Medan, saat melaju pelan hendak membelok ke Jln. Perintis Kemerdekaan diduga penyakitnya kumat, mobil korban menabrak mobil yang berada di depannya. Bahkan, pengendara mobil sedan yang ditabrak korban sempat turun dan mendatangi korban. Namun, begitu diketahuinya korban tak bergerak lagi, pengendara mobil sedan tersebut buru-buru meninggalkan korban. Sedangkan mobil korban berhenti di tengah jalan sehingga membuat kemacatan arus lalulintas. Karena korban ditemukan tak bergerak lagi di dalam mobilnya, warga curiga dan melaporkannya kepada petugas Sat Lantas Polresta Medan yang kebetulan sedang mengatur arus lalulintas di kawasan tersebut. Selanjutnya mobil milik korban didorong ke ujung jalan untuk menghindari kemacatan lalulintas. Salah seorang tetangga korban bernama Lina yang saat itu melintas melihat petugas mendorong mobil tetangganya. Kepada polisi, Lina mengaku mengenal korban. “Bapak ini ada sakit jantungnya,” ujarnya. Petugas Polsek Medan Barat turun ke lokasi untuk melakukan penyelidikan dibantu petugas olah tempat kejadian perkara (TKP) Polresta Medan. Diketahui tak ada tanda penganiayaan ditubuh korban dan korban meninggal karena sakit. “Korban meninggal karena sakit, mayatnya dibawa keluarganya ke Rumah Sakit Permata Bunda,” ujar Panit Reskrim Polsek Medan Barat Iptu Adhi Putranto. (h04)
gaan, koordinasi dan keuangan. Krisis listrik di Sumut sepertinya dianggap sebagai hal biasa”, jelas Farid didampingi advokat lainnya. Dalam berkas gugatan disebutkan, warga meminta pemerintah pusat mengeluarkan kebijakan agar PT PLN mengerahkan segala sumber daya manusia dan dana secara penuh untuk mengatasi krisis tenaga listrik. Masing-masing tergugat juga diminta menjamin agar pemadaman listrik selama
empat hingga sembilan jam setiap hari tidak terjadi lagi. Dalam gugatan tersebut masyarakat juga meminta agar para tergugat memberikan kompensasi kepada seluruh warga negara yang berada dalam wilayah Sumut, dengan perhitungan berdasarkan mekanisme SK Dirjen Listrik dan Pemanfaatan Energi No. 114/ 2003. Penggugat juga meminta para tergugat agar menyampaikan permintaan maaf secara tertulis kepada para penggugat
atau seluruh pelanggan listrik di wilayah PT PLN Regional Sumut. Farid menegaskan, gugatan citizen law suit ini merupakan kedua kali dilakukan pihak Perak. Pertama, Perak menggugat Pemko Medan karena kondisi jalan banyak yang rusak. Gugatan ini berjalan mulus di awal, namun akhirnya ditolak. “Ini bukan soal kalah dan menang. Gugatan ini merupakan simbolisasi perlawanan masyarakat Sumut”, tegasnya.(m38)
Citra Partai Demokrat Terpuruk Karena Korupsi, Harga BBM Naik MEDAN (Waspada): Masalah kasus korupsi yang melibatkan kader dan kebijakan pemerintah menaikkan harga bahan bakar minyak (BBM) dinilai menjadi salah satu penyebab terpuruknya citra Partai Demokrat (PD) di mata publik. “Kedua kasus tersebut sangat tidak menguntungkan Partai Demokrat. Bahkan, dinilai sebagai pemicu menurunnya kepercayaan publik kepada PD,” kata pengamat hukum dan tata negara Universitas Sumatera Utara (USU) DR. Faisal Akbar menjawab Waspada, Rabu (17/7). Dia mengatakan, hasil jajak pendapat Lembaga Survei Nasional (LSN) menunjukkan, posisi PD berada di posisi lima, di bawah PDIP, Partai Golkar, Gerindra dan Hanura. Kondisi ini disebabkan banyaknya masalah yang dihadapi PD seperti sejumlah kader yang terlibat kasus korupsi dan kebijakankebijakan pemerintah. Meski masih sebatas survei, menurut Faisal, ada baiknya jika PD tidak menganggap enteng
hasil tersebut. Sangat bijak kalau hasil survei ini dijadikan cermin untuk melakukan evaluasi internal guna mengembalikan citra partai. “Jika tidak peduli, dikhawatirkan elektabilitas atau tingkat dukungan publik terhadap PD justru bisa terus menurun. Sementara Pemilu sudah diambang pintu,” ujar Fasial seraya menambahkan, posisi Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) diyakini sangat berpengaruh mengangkat citra PD. Kekuatan sosok SBY sebagai salah satu pendiri dan ketua umum sangat dibutuhkan untuk mendongkrak kembali kepercayaan publik. “Meski SBY tidak bisa lagi mencalonkan diri menjadi presiden, namun perannya sangat dibutuhkan sebagaimana ketika PD menang dalam Pemilu 2009,” ujarnya. Kalau keberhasilan seorang pemimpin karena ditopang oleh citra, maka posisinya sangat rapuh. Sebagai pemimpin parpol atau kepala pemerintahan, tidak mudah ambruk jika ditopang keberhasilan. Kebija-
kan pro rakyat diperlukan, terutama bagi masyarakat menengah ke bawah. “Kalau mengandalkan citra semata, dikhawatirkan posisi seorang pemimpin rawan ternoda,” tegasnya. Dia mengingatkan, jajak pendapat lembaga survei harus dijadikan cambuk bagi semua partai politik. Sebab, bukan PD saja yang sedang bermasalah, hampir semua ada persoalan. Saat ini, posisi partai yang sedikit lebih baik di mata publik adalah PDIP, karena konsisten sebagai partai oposisi dan menolak kenaikan harga BBM. Untuk bisa mencapai target pada Pemilu 2014, sangat baik kalau hasil survei dijadikan kalangan elite atau kader partai sebagai masukan untuk melakukan perbaikan dan evaluasi guna mengambil hati masyarakat. “Bersihkan hal-hal yang dapat membuat citra partai buruk di mata publik. Partai bisa mendulang suara banyak kalau rakyat percaya. Lakukan yang terbaik bagi rakyat dan bangsa ini, “ tegasnya.(m49)
THR Dibayar Sebelum H-7 MEDAN (Waspada): Pelaksana tugas (Plt)Wali Kota Medan Dzulmi Eldin meminta agar para pengusaha di Kota Medan membayar Tunjangan Hari Raya (THR) kepada karyawannya sebelum H-7. Imbauan ini merupakan bentuk antisipasi jika pekerja tidak mendapatkanTHR dalam memenuhi keperluannya menjelang Hari Raya Idul Fitri. “Saat ini surat edaran sedang kita proses melalui Disnaker Medan. Tapi saya tekankan kepada para pengusaha agar wajib memberikan THR sebelum H-7. Jangan sampai terjadi gejolak garagara terlambat bayarTHR,” kata Eldin kepada Waspada di Kantor Balai Kota Medan, Rabu (17/7). Menurut Eldin, berdasarkan ketentuan seperti tahun lalu, pembayaran THR selambat-lambatnya dikeluarkan tujuh hari sebelum Lebaran. “Jika surat edaran sudah disebarkan, maka kita akan memonitor penyaluran THR,” ujarnya. Jika para pengusaha tidak memberikan hak para pekerja berupa THR, maka sanksi akan diberikan kepada perusahaan yang bersangkutan. “Kita akan memberikan surat peringatan terlebih dahulu,” kata Eldin didampingi Sekda Kota Medan Syaiful Bahri. Pemberian THR merupakan upaya untuk
memenuhi kebutuhan pekerja dan tradisi keagamaan tahunan. Besaran THR juga telah ditentukan dalam UU Ketenagakerjaan. Yakni, bagi karyawan dengan masa kerja 12 bulan secara terus menerus mendapat satu bulan upah. Di tempat terpisah, Kepala Dinas Tenaga Kerja Medan Armansyah Lubis mengatakan, pihaknya sudah mengusulkan draft imbauan kepada pengusaha di Medan agar dapat membayarkan THR kepada karyawannya paling lambat tujuh hari sebelum Lebaran. “Kami sudah mengajukan surat kepada Asisten Kesejahteraan Masyarakat, Selasa (16/7), agar diteruskan ke Sekda. Isi surat tersebut yakni mengimbau pengusaha agar membayar THR paling lambat H-7,” kata Armansyah. Bagi pengusaha yang melanggar ketentuan tersebut, kata Armansyah, akan diberikan sanksi sesuai dengan aturan. Untuk mengawasi hal itu, pihaknya juga akan membuka posko pengaduan. “Kami akan buka posko pengaduan di kantor, jadi kalau ada pengusaha yang belum membayarkan THR, bisa segera diadukan. Tidak hanya itu, mulai Kamis (18/7), tim akan turun ke berbagai perusahaan guna mensosialisasikan aturan tersebut,” demikian Armansyah.(m50)
Sumut Belum Siap Terapkan Kurikulum 2013 MEDAN (Waspada): Sumatera Utara dinilai belum siap menerapkan kurikulum tahun 2013. Hal ini disebabkan sistem sosialisasinya tidak tepat sasaran dan waktu sosialisasi sangat singkat. Selain itu, Kasi Kurikulum pada Dinas Pendidikan Kota Medan belum disertakan dalam kegiatan sosialisasi ini. “Ya, saya belum ikut sosialisasi,” kata Kasi Kurikulum Dinas Pendidikan Kota Medan H. Syahrul kepada Waspada, Rabu (17/7). Terkait hal ini praktisi pendidikan Ali Nurdin, MA menilai bahwa Sumatera Utara belum siap menerapkan kurikulum 2013. Sebab, guru-guru yang ikut dalam penataran kurikulum masih terbatas. Untuk Kota Medan, pelaksanaan sosialisasi dan pelatihan yang berlangsung pada 9 - 13 Juli lalu, hanya diikuti 112 guru SMK dan 134 SMA. “Guru itu ditunjuk oleh Lembaga Penjamin Mutu Pendidikan Provinsi Sumatera Utara. Sementara yang mengetahui kemampuan guru di sekolah tentu saja pihak Dinas Pendidikan Medan. Anehnya, pihak Disdik hanya memberikan surat tugas bagi para guru untuk ikut sosialisasi, bukan sebagai penyelenggara kegiatan,” kata Ali Nurdin. Dia meragukan apakah guru yang disertakan itu bisa jadi tutor untuk guru lainnya, karena masa sosialisasi yang sangat singkat. Ketidaksiapan lainnya dinilai dari pelaksanaan sosialisasi yang hanya berlangsung di 9 kabupaten/kota dan
belum menyentuh 33 kabupaten/kota di Sumut. “Agar lebih merata, seharusnya wilayah yang akan diberikan penyuluhan/sosialisasi dibagi dalam empat wilayah. Misalnya, kawasan Timur, kawasan Barat, kawasan Selatan dan Utara. Setelah itu, barulah siap menggunakan kurikulum 2013, karena sosialisasi sudah merata. Jika sosialisasi di Sumatera Utara masih sebatas 9 kabupaten/kota, sementara jumlah kabupaten/ kota ada 33, apakah sudah pantas kurikulum itu diterapkan,” ujarnya. 260 Sekolah Sebelumnya, penerapan kurikulum 2013 di Sumut dimulai Senin lalu. Sebanyak 260 sekolah di Sumut secara serentak menerapkan kurikulum pendidikan 2013 sesuai dengan kebijakan dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud). “Ya, sebanyak 260 sekolah yang ada di Sumut akan menerapkan kurikulum pendidikan 2013. Jumlah ini untuk penerapan tahap pertama sesuai sekolah yang ditunjuk Kemendikbud,” kata Kepala Dinas Pendidikan Sumut M. Zein kepada sejumlah wartawan. Dia merincikan SD sebanyak 106 sekolah, 50 SMP, 70 SMA serta 34 SMK. “Tahap pertama, penerapan kurikulum pendidikan 2013 ini hanya berlaku untuk kelas I dan IV SD, kelas VII SMP serta kelas IX SMA,” jelasnya.(m37)
FH USM Indonesia Lahirkan Lulusan Yang Mampu Beri Solusi Masyarakat Dari Persoalan Hukum MEDAN (Waspada): Di era globalisasi kehadiran seorang praktisi hukum sangat diperlukan untuk menjawab serta mencari solusi dari berbagai persoalan hukum di tengahtengah masyarakat. Universitas Sari Mutiara (USM) Indonesia melalui Fakultas Hukum ingin melahirkan para praktisi hukum yang andal dan profesional itu, sehingga memberikan ide cemerlang kepada berbagai pihak. “Program studi (Prodi) ini akan menghasilkan lulusan yang mampu memberikan solusi dan ide cemerlang baik kepada pemerintah, eksekutif, legislatif dan yudikatif maupun memberikan advokasi kepada masyarakat yang membutuhkan,” kata Dekan Fakultas Hukum (FH) USM Indonesia Irwan JasaTarigan,SH,MHkepada Waspada di Medan, belum lama ini. Selain itu, lanjut Irwan, FH USM Indonesia mengambil peluang untuk menghasilkan lulusan yang paham akan hukum kesehatan dan agraria, sehingga bisa menjadi pendamping bagi rumahsakit dan masyarakat yang mengalami masalah tanah dalam memberikan bantuan
hukum. “Sekarang, pertumbuhan rumah sakit sangat pesat dan kesadaran masyarakat akan hak-haknya juga tinggi. Karena itu, para lulusan ini sangat berpeluang dalam memberi pendampingan hukum kepada RS,” tambahnya. Saat ini, lanjutnya, FH USM Indonesia juga membentuk biro bantuan hukum yang bekerjasama dengan Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Sumut dalam melakukan pendampingan hukum pada pengusaha. “Selain Biro Bantuan Hukum, fasilitas lainnya yang dimiliki yakni laboratorium hukum dan peradilan semu. Kita juga bekerjasama dengan kantor advokat dan sekretaris,” terangnya. Untuk menambah wawasan mahasiswa nantinya, lanjut Irwan, FH USM Indonesia akan melakukan seminar-seminar hukum. “Dalam waktu dekat, kita akan menggelar seminar hukum tentang aturan audit dana kampanye. Kita coba menghadirkan Ketua KPK, KPU Sumut dan Bawaslu,” imbuhnya. Sebelum lulus, kata Irwan, mahasiswa akan melakukan magang di kantor advokat dan
Waspada/Ist
DEKAN FH USM Indonesia Irwan Jasa Tarigan, SH, MH biro bantuan hukum serta lainnya. “Prodi ini diselenggarakan selama delapan semester dengan beban studi 146 SKS,” katanya. Dia yakin, kompetensi lulusan USM Indonesia mampu memberikan advokasi dan penyuluhan hukum bagi masyarakat, mampu menguasai teori dasar ilmu hukum. “Serta terampil dalam melaksanakan tugas dan profesi bidang hukum perdata, hukum pidana dan
hukum acara,” ungkapnya. Selain itu, lanjutnya, lulusan FH USM Indonesia diyakini mampu mengidentifikasi dan peka akan masalah keadilan di tengah masyarakat. “Memiliki spesifikasi dalam bidang hukum bisnis dan hukum internasional,” ujar Irwan Jasa. Ditambahkannya, prospek karir usai tamat dari FH USM Indonesia ini antara lain sebagai hakim, jaksa, polisi, pengacara dan penasehat hukum, notaris, dosen, perbankan, lembaga keuangan, perusahaan BUMN/ BUMD dan PNS. Saat ini, Universitas Sari Mutiara Indonesia memiliki tujuh fakultas terdiri dari Fakultas Ilmu Kesehatan dengan program studi Kesehatan Masyarakat (S1), Keperawatan (S1), Ners (Profesi), Keperawatan (D3), Kebidanan (D3), Analis Kesehatan (D3) dan Teknik Elektro Medik (D3). Fakultas Matematika dan IPA dengan program studi Kimia (S1), Farmasi (S1) serta Analisa Farmasi dan Makanan (D3). Fakultas Ilmu Komputer dengan program studi Sistem Informasi (S1). Fakultas Psikologi dengan program studi Psikologi (S1).
Fakultas Ekonomi dengan program studi Akuntansi (S1) dan Manajemen (S1). Kemudian, Fakultas Ilmu Komunikasi dan Perpustakaan
KAMPUS USM Indonesia
dengan program studi Ilmu Komunikasi (S1) dan Ilmu Perpustakaan (S1). Fakultas Hukum dengan program studi Ilmu Hukum (S1). USM Indonesia juga
memiliki Program Pasca Sarjana dengan program studi Kesehatan Masyarakat (S2). Kini, Universitas Sari Mutiara Indonesia terus berbenah
dengan melengkapi berbagai fasilitas, sarana dan prasarana kampus sebagai penunjang segala aktivitas para mahasiswa.(h02)
Waspada/ist
Medan Metropolitan
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
B3
275 Perusahaan Tidak Bayar Pajak Reklame MEDAN (Waspada): Selama 2012, tercatat 275 perusahaan di Kota Medan tidak membayar pajak reklame hingga ratusan juta rupiah. Hal ini terungkap dalam laporan yang disampaikan Pemko Medan kepada Panitia Khusus (Pansus) Ranperda Kota Medan yang saat ini sedang membahas pertanggungjawaban pelaksanaan Anggaran Penda-
patan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Medan 2012 berupa Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD), Rabu (17/7). Dalam laporan yang dipaparkan Dinas Pertamanan Kota Medan tersebut terdapat 275 perusahaandanperoranganyang memasang reklame. Namun hingga tutup tahun 2012, mereka belum membayar pajak reklame. Sejumlah perusahaan dan perorangan yang tidak membayar pajak reklame tersebut
Jadwal Penerbangan Di Bandara Polonia No. Penerbangan Ke Flight
Pukul
Tiba Dari
Flight
GARUDA INDONESIA 1 Jakarta GA-181 2 Jakarta GA-183 3 Jakarta GA-185 4 Jakarta GA-187 5 Jakarta GA-189 6 Jakarta GA-191 7 Jakarta GA-193 8 Jakarta GA-147 9 Jakarta GA-195 10 Banda Aceh GA-142 11 Banda Aceh GA-14.6 12 Banda Aceh GA-278 13 Pekanbaru GA-276 14 Batam GA-272 15 Palembang GA-266 16 Batam GA-270 17 Padang GA-262 18 Penang GA-802 19 Penang GA-804
05.20 08.45 10.30 11.55 13.55 15.55 17.55 18.45 19.55 09.45 14.50 06.10 09.55 13.20 06.00 10.40 14.50 06.05 13.55
Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Banda Aceh Banda Aceh Banda Aceh Pekanbaru Batam Palembang Batam Padang Penang Penang
GA-180 GA-182 GA-184 GA-186 GA-146 GA-188 GA-190 GA-192 GA-196 GA-143 GA-147 GA-279 GA-277 GA-273 GA-267 GA-271 GA-263 GA-803 GA-805
08.00 09.45 11.10 13.20 14.20 15.10 17.10 19.10 22.00 13.10 17.55 08.45 12.40 19.45 09.55 14.05 20.50 08.30 16.25
Pukul
CITILINK 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Batam 5 Batam
QG-831 QG-833 QG-835 QG-880 QG-882
8.40 18.50 20.05 10.00 14.20
Jakarta Jakarta Jakarta Batam Batam
QG-830 QG-832 QG-834 QG -881 QG-883
08.05 09.05 09.35 13.15 17.55
AIR ASIA 1 Kuala Lumpur 2 Kuala Lumpur 3 Kuala Lumpur 4 Kuala Lumpur 5 Penang 6 Penang 7 Kuala Lumpur 8 Baangkook 9 Bandung 10 Surabaya 11 Bandung 12 Banda Aceh 13 Pekanbaru
QZ-8050 QZ- 8054 AK- 1351 AK-1355 QZ-8072 AK-5837 AK-1357 QZ-8084 QZ-7987 QZ-7611 QZ-7981 QZ-8022 QZ-8028
06.05 11.20 08.00 17.25 10.40 18.30 21.25 17.00 08.25 11.35 17.10 11.00 07.00
Kuala Lumpur Kuala Lumpur Kuala Lumpur Kuala Lumpur Penang Penang Kuala Lumpur Bangkok (2,4,6) Bandung Surabaya Bandung Banda Aceh Pekanbaru
QZ-8051 QZ-8055 AK-1350 AK-1354 QZ-8073 AK-5836 AK-1356 QZ-8085 QZ-7986 QZ-7610 QZ-7980 QZ-8023 QZ-8029
08.30 10.55 07.35 17.00 16.30 18.15 21.05 29.55 05.35 11.10 19.55 13.20 10.30
LION AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Jakarta 5 Jakarta 6 Jakarta 7 Jakarta 8. Jakarta 9 Jakarta 10 Jakarta 11 Jakarta 12 Jakarta 13 Jakarta 14 Penang 15 Penang 16 Jakarta 17 Jakarta 18 Jakarta 19 Jakarta 20 Jakarta 21 Surabaya 22 Surabaya 23 Banda Aceh 24 Jakarta
JT- 211 JT- 381 JT- 397 JT- 207 JT- 301 JT- 395 JT- 303 JT- 215 JT-201 JT- 387 JT-399 JT-383 JT-385 JT-1282 JT-1288 JT-205 JT-203 JT-219 JT-309 JT-209 JT-0970 JT-972 JT-396 JT-305
0545 06.45 07.50 08.40 10.00 11.00 11.50 12.25 12.50 13.50 15.20 15.50 17.00 08.05 13.35 2010 18.00 20.40 19.10 21.00 07.00 12.55 12.15 18.30
Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Penang Penang Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Surabaya Surabaya Banda Aceh Jakarta
JT-380 JT-300 JT-394 JT-302 JT-214 JT-200 JT-204 JT-398 JT-382 JT-384 JT-202 JT-212 JT-396 JT-1283 JT-1289 JT-206 JT-208 JT-386 JT-308 JT-218 JT-971 JT-973 JT-397 JT-210
08.20 09.20 10.20 11.10 11.40 12.10 13.10 14.40 15.10 16.20 17.20 17.50 19.45 10.25 15.55 9.20 18.25. 21.05 22.20 23.20 12.15 16.00 07.05 07.20
MALAYSIA 1 Kuala Lumpur 2 Kuala Lumpur
MH-861 MH-865
09.40 15.45
Kuala Lumpur Kuala Lumpur
MH-860 MH-864
08.50 15.00
SILK AIR 1 Singapura 2 Singapura
MI-233 MI-237
08.40 20.35
Singapura Singapura
MI-232 MI-238
07.50 19.50
VALUAIR 1 Singapura (2.4,7) VF-282 2 Singapura (1,3,6) VF-284 3 Singapura (Jumat)VF-282
10.35 18.30 09.45
Singapura (2.4.7) VF-281 Singapura (1,3,6) VF-283 Singapura (Jumat)VF-281
09.55 17.40 09.05
SRIWIJAYA AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Batam 4 Pekanbaru 5 Pekanbaru 6 Banda Aceh 7 Penang 8 Padang
SJ-015 SJ-011 SJ-035 SJ-043 SJ-041 SJ-010 SJ-102 SJ-021
13.25 15.55 16.50 10.20 17.20 12.50 07.20 16.00
Jakarta Jakarta Batam Pekanbaru Pekanbaru Banda Aceh Penang Padang
SJ-010 SJ-016 SJ-034 SJ-042 SJ-040 SJ-011 SJ-103 SJ-020
11.00 16.20 14.55 11.50 15.45 14.20 09.50 14.10
FIRE FLY 1 Subang 2 Penang 3. Penang
FY -3413 FY- 3403 FY- 3407
14.35 10.55 18.20
Subang Penang Penang
FY-3412 FY-3402 FY-3406
14.05 10.35 17.55
07.30 11.45 18.50
Singapura Jakarta Jakarta
RI-862 RI-093 RI-097
08.00 12.00 19.30
MANDALA AIRLINE 1 Jakarta RI-092 2 Singapura RI-861 3. Jakarta RI-096
Jadwal Perjalanan Kereta Api No KA
Nama KA
Kelas
Dari
Tujuan
Berangkat
U.28 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan RantauPrapat U30 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.32 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.34 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.27 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.29 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.31 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.33 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U35 Sri Lelawangsa Ekonomi Tebing Tinggi Medan U36 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Tebing Tinggi U37 Sireks Ekonomi Siantar Medan U38 Sireks Ekonomi Medan Siantar U.39 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.40 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U.41 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.42 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U.43 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.44 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U45 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U46 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U47 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U48 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U49 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U50 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U51 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U52 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U53 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U54 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U55 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U56 Sri Lelawangsa Ekonom Binjai Medan U57 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U58 SriLelawangsa Ekonomi Binjai Medan U59 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai Reservasi Tiket KA Medan (061-4248666)
08.17 10.47 15.46 22.50 08.45 15.20 17.10 23.55 05.36 18.17 06.25 14.27 07.55 06.57 13.20 13.12 19.00 16.57 05.45 05.00. 07.15 06.30 09.15 08.30 11.35 10.00 14.30 12.30 16.15 17.45 17.00 21.30 20.10
Datang
13.57 16.00 21.16 03.52 14.04 20.43 22.11 05.09 07.53 20.38 10.22 18.15 12.52 11.28 17.55 17.36 23.20 21.35 06.14 05.29 07.44 06.59 09.44 08.59 12.04 10.29 14.59 12.59 16.44 18.14 17.29 21.59 20.39
nilainya mulai dari ratusan ribu hingga ratusan juta rupiah. Dengan demikian, total pajak reklame yang belum dibayar sebesar Rp808 juta lebih. Wakil Ketua DPRD Medan H. Ikrimah Hamidy, ST, MSi menyayangkan banyak perusahaan yang tidak taat dalam membayar pajak reklame. “Terus terang saja, kita sangat menyayangkan banyak perusahaan yang tidak membayar pajak. Padahal sama-sama kita ketahui, pajak ini menjadi PAD dan digunakan untuk pembangunan Kota Medan,” ujar Ikrimah. Karena itu, kata Ikrimah, pihaknya sangat menyesalkan kinerja Dinas Pertamanan Kota Medan sehingga muncul permasalahan ini. “Mekanisme penagihan pajak reklame memang ada di
Dinas Pendapatan, namun pengawasan ada di Dinas Pertamanan. Jadi, kita melihat kinerja Dinas Pertamanan ini kurang baik,” ujar Ikrimah. Menurut Ikrimah, pajak reklame yang tidak dibayar untuk tahun 2012, meningkat signifikan. “Bayangkan saja, untuk tahun 2011 ada Rp251 juta pajak reklame yang tidak dibayar dan tahun 2012 angkanya meningkat menjadi Rp808 juta. Artinya ada piutang yang tidak tertagih yang nilainya cukup signifikan,” ungkapnya. Dikatakan Ikrimah, sebenarnyapotensikehilanganPADdisisi pajak reklame diyakini tiga kali lipat dari ini. Sebab, selama ini pemasangan reklame tidak jelas. “Saya melihat kinerja Dinas Pertamanan kurang bagus. Kinerjanya perlu digenjot. Dari target PAD Rp33,5 miliar, yang
baru tertagih hanya Rp17 miliar. Berarti hanya tercapai 50 persen,” ungkapnya. Sementara itu Wakil Ketua DPRD Medan H. Sabar Syamsurya Sitepu berpendapat, permasalahan ini harus segera diselesaikan. “Kita minta masalah ini diselesaikan. Pihak pengusaha harus segera mengkonfirmasi permasalahan ini dan harus segera melunasinya,” kata Sabar. Menurutnya, pajak merupakan permasalahan serius. Sebab, pendapatan dari pajak digunakan sepenuhnya untuk pembangunan Kota Medan. Namun, Sabar menyarankan agar pihak pengusaha juga mengkonfirmasi jika memang sudah membayar pajak tersebut. Karena, kemungkinan saja ada oknum petugas yang bermain. (m30)
Poldasu Tangkap Lepas Mobil Box Berisi Rokok MEDAN (Waspada): Polda Sumut melalui Subdit I Industri Perdagangan (Indag) Dit Reskrimsus menahan mobil box berisi 40 kardus besar rokok diduga ilegal memanipulasi cukai. Namun setelah dua hari ditahan, mobil box dan isinya itu dilepas kembali dengan alasan memiliki cukai pajak. “Benar, kemarin kita amankan mobil box berisi 40 kardus rokok. Informasi awal, rokok tersebut berasal dari luar negeri yang dikirim melalui pelabuhan di Tanjungbalai tanpa cukai,” kata Direktur Dit Reskrimsus Poldasu Kombes Pol. Sadono Budi Nugroho ditanya Waspada, Rabu (17/7). Berdasarkan informasi
tersebut, kata Sadono, pihaknya melakukan pengintaian dan menahan mobil box saat melintas di Jln. Putri Hijau tidak jauh dari Hotel Emerald Garden. Kemudian bersama sopir dan salesnya dibawa ke Mapoldasu untuk proses lidik. Tetapi setelah disidik, ternyata rokok tersebut bukan dari luar negeri, melainkan buatan dalam negeri dan memiliki cukai pajak. “Karena itu, tadi (Rabu) kita lepas berikut sopirnya karena tidak ditemukan unsur pidananya,” kata Sadono menjelaskan. Sementara itu, menurut sumber yang layak dipercaya, telah terjadi manipulasi pajak (cukai) rokok yang diamankan
Waspada/Ist
ANGGOTA DPD RI asal Sumut Parlindungan Purba, SH, MM dan Anggota DPRD Kota Medan Dra. Lily, MBA, MH menerima surat penolakan perubahan Pasar Timah menjadi pasar modern, Rabu (17/7).
Poldasu tersebut. “Isi satu bungkus rokok itu 20 batang tapi cukai yang dibayar 16 batang sebesar Rp4 ribu, sedangkan 4 batang lagi tak dibayar,” tuturnya. Kata sumber, pengusahanya berinisial A yang berkantor di Komplek Cemara Asri itu diduga telah memanipulasi cukai rokok itu sejak tahun 2007. “Bila dihitung-hitung negara telah dirugikan miliaran rupiah dari cukai (pajak) rokok tersebut,” ujarnya. Mobil box berisi 40 kardus besar rokok tersebut diamankan petugas Poldasu saat hendak dibawa dari gudang hendak dipasarkan ke kawasan Kabupaten Langkat. (m27/cwan)
Pasar Murah Di PT Askes Regional I Aceh – Sumut MEDAN ( Waspada): PT Askes (Persero) Divisi Regional I Aceh - Sumut menggelar pasar murah di halaman kantornya Jln. Karya Medan, Rabu (17/7). Ada 900 paket berupa beras 5 kg, minyak goreng 1 kg, gula 1,5 kg dan mie instans 5 bungkus yang dijual kepada warga sekitar kantor dengan harga Rp50 ribu. Pasar murah tersebut dibuka Sekda Provsu Nurdin Lubis. Dalam sambutannya, Nurdin mengatakan, pasar murah ini wujud kepedulian PT Askes terhadap masyarakat dalam menghadapi kenaikan harga BBM dan menyambut Lebaran. “Kami berharap, apa yang dilakukan PT Askes menjadi contoh bagi BUMD dan perusahaan swasta lainnya. Ini sangat membantu masyarakat yang masih beradaptasi dengan kenaikan harga BBM dan menjelang Lebaran,” tambahnya. Dia yakin, program PT. Askes ini bisa memperkokoh pilar Sumut yang kaya akan kemajemukan dan keberagaman baik budaya, etnis dan agama. “Ini momentum yang tepat untuk membangkitkan perekonomian Sumut dengan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Kami berharap, program Corporate Social Responsibility (CSR) memberikan kontribusi positif kepada masyarakat. Apa yang dilakukan ini, menjadi amal sholeh bagi PT Askes,” katanya. Kabid Keuangan dan Perencanaan PT. Askes (Persero) Divisi
Regional Ismed, SE mengatakan, pasar murah ini sesuai dengan surat edaran Direktur Umum dan SDM PT Askes. “Ada 10 ribu paket sembako yang akan dijual kepada 10 ribu masyarakat kurang mampu di seluruh Indonesia. Dari 10 ribu itu, 900 paket dijual di Medan khususnya untuk masyarakat sekitar kantor. Harga satu paket senilai Rp100 ribu, namun kita jual Rp50 ribu,” tuturnya. Sementara itu, Direktur SDM dan Umum PT Askes Taufik Hidayat mengatakan, pada bulan Ramadhan terutama menjelang Lebaran, harga bahan pokok merangkak naik. Sementara masyarakat masih beradaptasi menghadapi kenai-
kan harga BBM. “Kita mengambil momen ini untuk menggelar pasar murah. Pasar murah ini merupakan bagian dari CSR PT Askes di sekitar lingkungan kantor,” katanya. Pada kesempatan itu, Taufik juga menerangkan tentang Sistem Jaminan Sosial Nasional (SJSN). Mulai 1 Januari 2014, PT Askes menjadi Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan. Dalam SJSN ini, seluruh masyarakat akan tercover layanan kesehatannya. “Namun, untuk masyarakat mampu harus membayar iuran kepada BPJS. Sedangkan untuk masyarakat tidak mampu, iurannya akan ditanggung pemerintah,” demikian Taufik Hidayat. (h02)
Waspada/Mursal AI
SEKDA Provsu Nurdin Lubis menyerahkan secara simbolis paket sembako pada pasar murah di Kantor PT. Askes (Persero) Jl. Karya Medan, Rabu (17/7).
DPP IPK Santuni 1700 Anak Panti Asuhan MEDAN (Waspada): Dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramadhan 1434 H, Dewan Pimpinan Pusat Ikatan Pemuda Karya (DPP IPK) melaksanakan Safari Ramadhan dengan memberikan santunan kepada 1700 anak panti asuhan yang ada di Kota Medan. Hal ini diungkapkan Ketua Harian DPP IPK Samsul Sianturi SH, mewakili Ketua Umum DPP IPK Budi Panggabean pada acara pelepasan Tim Safari Rama-
dhan 1434 H DPP IPK, di sekretariat DPP IPK kawasan Petisah Medan, Rabu (17/7) pagi. “Untuk Ramadhan tahun ini, Ikatan Pemuda Karya menyalurkan bantuan ke 1700 anak panti asuhan di Kota Medan. Adapun bantuan tersebut berupa perlengkapan sekolah yang terdiri dari 6400 lusin buku dan peralatan sekolah, 800 potong kain sarung, 280 kotak sirup, dan uang untuk lebaran anak panti asuhan sebesar Rp28 juta. Total
Waspada/Ist
SEKJEN DPP IPK H Arfan Maksum Nasution SH didampingi H Syafaruddin Pasaribu S.Sos.I, Sekretaris PAC IPK Medan Sunggal Dr Teren, Lasdi Armand, dan beberapa pengurus menerima salam dari anak-anak panti asuhan Al Washliyah Jln. TB. Simatupang Pinang Baris Medan.
bantuan yang kita serahkan tahun ini sebesar Rp140 juta,” kata Samsul Sianturi yang juga Ketua Pelaksana Safari Ramadhan DPP IPK. Menurut dia, kegiatan memberikan bantuan ke pantipanti asuhan ini adalah merupakan agenda tahunan Ikatan Pemuda Karya. Sebagai bentuk rasa kepedulian sosial keluarga besar IPK kepada sesama. Kata dia, pembagian bantuan ke panti asuhan pada setiap hari besar keagamaan adalah agenda tahunan dari IPK. Bahkan, kegiatan serupa sudah dilaksanakan sejak puluhan tahun silam. “Untuk tahun ini, Ketua Umum DPP IPK Budi Panggabean beserta jajaran kepengurusan DPP IPK memberikan bantuan kepada 1700 anak panti asuhan yang tersebar di 14 panti asuhan Kota Medan,” ujar Samsul Sianturi didampingi oleh Sekjend DPP IPK yang juga Sekretaris Panpel Safari Ramadhan DPP IPK H Arfan Maksum Nasution SH, Bendahara DPP IPK T Ziral Ukri (Nyak), Wasekjend DPP IPK Mustarum, SH, Ketua DPD IPK Kota Medan Basirun dan sekretaris Zainal Abidin SH, MH.(m24)
Mayoritas Pedagang Tolak Revitalisasi Pasar Timah MEDAN (Waspada): Mayoritas pedagang menolak rencana Pemerintah Kota Medan melakukan revitalisasi Pasar Timah dari pasar tradisional menjadi pasar modern dengan gedung bertingkat tiga. Alasannya, ada kekhawatiran munculnya pihak-pihak yang mencari keuntungan pribadi dengan mengatasnamakan pedagang atau pemilik kios. Aspirasi penolakan itu disampaikan para pedagang Pasar Timah kepada Anggota DPD RI asal Sumut Parlindungan Purba, SH, MM dan Anggota DPRD Medan Dra. Lily, MBA, MH, Rabu (17/7), saat kedua wakil rakyat itu meninjau Pasar Timah yang berlokasi di Kecamatan Medan Area ini. Kepada Anggota DPD RI Parlindungan Purba, SH, MM dan Dra. Lily, MBA, MH, para pedagang dan warga sekitar mengungkapkan keresahannya setelah santer isu yang menyebutkan Pasar Timah segera direvitalisasi menjadi bangunan pasar modern berlantai tiga. Menurut kalangan pedagang dan warga, selama proses pembangunan Pasar Timah, para pedagang akan ditampung di Jln. Suasa, Jln. Tembaga dan Jln. Kuningan. Hal ini membuat warga yang bermukim di tiga ruas jalan tersebut menjadi resah. “Kami menolak rencana Pemko Medan merevitalisasi Pasar Timah menjadi pasar modern,” kata seorang wanita yang mewakili pedagang dan warga setempat. Dia juga menyerahkan surat pernyataan
keberatan kepada Parlindungan Purba dan Lily. Surat tersebut ditandatangani hampir 90 persen pedagang dan warga. Sementara itu, Anggota DPD RI Parlindungan Purba, SH, MM menilai rencana Pemko Medan merevitalisasi Pasar Timah merupakan wacana yang baik. Namun dalam pelaksanaannya jangan terkesan misterius dan merugikan para pedagang yang telah berjualan selama puluhan tahun. “Apalagi saya dengar bahwa sosialisasi rencana revitalisasi pasar ini tidak dilakukan untuk para pedagang. Hal ini berpotensi menyulut kemarahan serta menimbulkan kecurigaan di antara sesama pedagang. Hal semacam ini dapat merusak kondusivitas Kota Medan terutama kerukunan antarwarga di sekitar Pasar Timah,” tutur Parlindungan. Hal senada dikatakan Anggota DPRD Medan Dra. Lily MBA, MH. Dia menegaskan tentang kesiapan dirinya membela kepentingan para pedagang yang telah menjadi korban permainan oknum tertentu. Sekretaris Komisi A DPRD Kota Medan ini berpendapat, hendaknya setiap perencanaan pembangunan yang berdampak terhadap masyarakat luas, pihak Pemko Medan melakukan berbagai pertimbangan. “Surat keberatan yang diajukan pedagang dan warga, akan segera kami tindaklanjuti dengan stakeholder terkait, seperti PD Pasar Kota Medan dan Pemko Medan serta DPRD Kota Medan,” kata Lily.(m22)
Polisi Diminta Tangkap Tersangka Pembacokan MEDAN,(Waspada): Tersangka berinisial R alias Bambang dan kroninya disebut-sebut preman kampung yang membacok dan menikam Rawi Kresna SH, hingga kritis dan menjalani perawatan di RS Elizabeth Medan, masih bebas berkeliaran. Padahal, korban Rawi, warga Jln. Bilal Medan, sudah diperiksa Polresta Medan berikut dua saksi yang melihat aksi brutal preman kampung tersebut, namun polisi belum juga menangkap tersangka R dkk. “Jika tersangka pembantaian itu tidak diberi efek jera, kita khawatir dia mengulangi kejahatan yang sama sehingga masyarakat jadi resah,” ujar Ketua Tim Advokasi Lembaga Anti Kekerasaan dan Terorisme (Lakto) Sumut Afrizon Alwi SH, kepada wartawan di Medan, Senin (15/7). Menurut dia, aksi diam aparat Polresta Medan dikhawatirkan bisa memancing emosi para korban preman kampung tersebut. Sebab 52 warga di kawasan Jln. Adinegoro Medan, sudah resah akibat tindakan R dkk .”Jika terus dibiarkan, kita khawatir warga akan bertindak dengan bahasanya sendiri,” kata praktisi hukum tersebut. Afrizon tidak tahu persis, kenapa Polresta Medan dinilai lamban menindaklanjuti pelaku kriminal tersebut, apalagi yang menyangkut preman. “Padahal, ketika Kapolresta Medan Nico Afinta bertugas di Jakarta, mampu memberantas preman besar sekelas Hercules. Tapi, kenapa
preman kampung seperti R, polisi terkesan melempem,” tuturnya. Apalagi,lanjutdia,saatpembacokandanpenikaman terhadap korban terjadi dekat Mapolresta Medan.“Saya yakin polisi sudah tahu siapa pelakunya. Jadi kenapa gak terus bertindak,” sebutnya. Dibantai Seperti diketahui Rawi Kresna SH, yang juga Sekretaris Lakto Sumut, dibacok dan ditusuk sekujur tubuhnya oleh kawanan R pada 20 Juni 2013 di Jln. Adinegoro Gang Juki Medan. Kala itu, Rawi datang ke lokasi setelah menerima laporan rumah orangtuanya dilempari batu oleh sekelompok orang. Ketika Rawi Kresna bersama kepling mencari tahu siapa pelaku pelemparan batu tersebut, tiba-tiba tersangka R yang sudah memegang parang malah menuduh korban sebagai pelaku pelemparan rumahnya. Diduga sudah dendam lama, akhirnya R membacok tubuh Rawi berulang-ulang. “Ada luka bacokan di dada dan pergelangan tangan,” ujar korban sembari menambahkan nyawanya bisa terselamatkan karena warga melerai kesadisan tersangka R dkk. Rawi Kresna berharap Polresta Medan menangkap tersangka pembantaian dirinya. “Saya tidak ingin kejahatan dibiarkan. Kalau dibiarkan saya khawatir akan muncul kejahatan baru,” katanya.(m24)
Dugaan Korupsi Alkes
Poldasu Tahan Mantan Kadis Kesehatan Tobasa MEDAN (Waspada): Mantan Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Toba Samosir (Tobasa) dr. Haposan Siahaan yang kini menjabat Kepala BKKBN Tobasa ditahan penyidik Subdit III/ Tipikor Dit Reskrimsus Poldasu terkait dugaan korupsi pengadaan Alat Kesehatan dan Keluarga Berencana(AlkesdanKB)TA2012senilaiRp4,9miliar. “Setelah menjalani pemeriksaan tadi, Haposan langsung ditahan,” kata Direktur Dit. Reskrimsus Poldasu Kombes Pol. Sadono Budi Nugroho kepada Waspada, Rabu (17/7). Dia menyebutkan, Haposan diperiksa selama hampir 8 jam mulai pukul 10:00 hingga pukul 17:00 dengan puluhan pertanyaan. Terjadinya dugaan korupsi pengadaan alat kesehatan dan KB tahun 2012, kata Sadono, ketika dr. Haposan Siahaan menjabat Kepala Dinas Kesehatan yang juga sebagai PPK (Pejabat Pembuat Komitmen). Dana yang dianggarkan untuk pengadaan Alkes saat itu sebesar Rp9 miliar, bersumber dari Bantuan Daerah Bawahan (BDB) Pemprovsu TA 2012. Namun kenyataan di lapangan, setelah dilakukan penyelidikan dan disitanya alat kesehatan dari beberapa Puskesmas di Tobasa, diketahui alat-alat kesehatan itu rekondisi (barang bekas pakai, bahkan barang rusak yang diperbaiki). Selain itu, harga juga di mark-up.
Sadono mengatakan, kerugian negara atas kasus tersebut mencapai Rp4,9 miliar. “Kerugian negara diketahui dari hasil audit BPKP,” sebutnya mengatakan masih mengembangkan kasus itu, karena kemungkinan adanya tersangka yang lain. Polda Lampung Proyek pengadaan Alkes di Tobasa itu ditangani rekanan Ridwan Winata, pengusaha warga turunan, yang kini sudah ditahan Polda Lampung dalam kasus korupsi Alkes. “Ridwan Winata rencananya akan kita periksa, tetapi keburu ditangkap Polda Lampung atas kasus sama,” tutur Sadono menyebutkan, ditemukan aliran dana ke rekening Ridwan mencapai Rp60 miliar. Sesuai pengajuan dari Pemkab Tobasa, pengadaan Alkes itu hanya bernilai ratusan juta rupiah. Namun karena adanya lobi-lobi di Badan Anggaran (Banggar) DPRDSU, dana membengkak menjadi Rp9 miliar. “Dari hasil penyelidikan sementara, Ridwan Winata berperan penting dalam pencairan dana BDB untuk proyek Alkes di Tobasa. Karena itulah dia dijadikan rekanan,” kata Sadono. Dalam kaitan itu, Tipikor Poldasu akan menelusuri keterlibatan oknum anggota Banggar DPRDSU berinisial Z dalam penyaluran BDB. Hingga kini, menurut dia, baru Haposan Siahaan yang dijadikan tersangka dan ditahan.(m27)
jilid II, hal 605 mengatakan “Syafiiyah berpendapat bahwa perbedaan mathla’ (wilayah terbit matahari dan bulan) pada jarak yang jauh menyebabkan perbedaan pada memulai puasa (dan mengakhiri). Malah ada kalangan mazhab Syafi’i mengatakan bahwa perbedaan jarak itu setidaknya mencapai sejauh perjalanan musafir, yaitu lebih kurang 89 km. Jadi, pedoman untuk memulai puasa/imsak adalah waktu terbitnya fajar pada mathla’ dimana orang berpuasa itu berada. Demikian juga pedoman untuk berbuka, tergantung pada terbenamnya matahari pada mathla’ dimana seorang itu berada, bukan kepada jam dan waktu daerah lain yang jauh darinya. Firman Allah Swt dalam surat al-Baqarah ayat 187 “Dan makan minumlah hingga terang bagimu benang putih dari benang hitam, yaitu fajar. Kemudian sempurnakanlah puasa itu sampai (datang) malam”.
menegaskan: Barangsiapa yang ingin menasihati penguasa, janganlah ia menampakkan dengan terang-terangan, hendaklah ia pegang tangannya lalu menyendiri dengannya, kalau ia mendengarkaa nasihatmu, maka itu yang terbaik, dan bila ia enggan (tidak menerima), maka ia telah melaksanakan kewajiban amanah yang dibebankan kepadanya (HR Ibn Abi ‘Ashim). Dalam sejarahnya, Rasulullah tidak pernah menjadikan dan menggunakan unjuk rasa sebagai metode mengubah masyarakat jahiliyah di kota Makkah menjadi masyarakat Islam. Memang beliau pernah melakukan aktivitas masirah (unjuk rasa) satu kali di kota Makkah. Beliau memerintahkan kaum Muslim keluar dan berjalan membentuk dua shaf barisan. Satu dipimpin ‘Umar ibn al-Khattab dan lainnya dipimpin oleh Hamzah ibn ‘Abdul Muthalib r.a. Dengan diiringi suar takbir, kaum Muslim berjalan mengelilingi Ka’bah sekaligus mengekspos dakwah Islam. Karena itu bisa disimpulkan bahwa demonstrasi dalam artian muzhaharah, dimana di dalamnya ada unsur kekerasan, pengrusakan atau bahkan penganiayaan dan tidak jarang pembunuhan, tidak diragukan keharamannya. Apalagi jika dilakukan di jalan raya, dimana banyak yang dirugikan, kemacetan, kerugian waktu dan finansial para pengguna jalan. Demonstrasi dalam arti masirah (unjuk rasa) yang tidak ada unsur pengrusakan dan penganiayaan dengan tujuan kemaslahatan orang banyak, hu-kumnya boleh dilakukan, tetapi tetap tidak boleh di jalan raya karena memudaratkan orang lain. Kemudaratan mesti dihi-langkan, menghilangkan kemudaratan lebih diutamakan dari mencari kemaslahatan.
Jawab: Wa’alaikumussalam Wr.Wb. Ketika Rasulullah Saw mengutus Mu’adz bin jabal untuk berda’wah di Yaman, beliau memesankan agar pertama kali ajak masyarakat untuk masuk Islam, tanpa paksaan. Sebab, la ikraha fid din (tidak boleh ada paksaan dalam memasuki agama). Sampaikan adanya kewajiban shalat lima waktu sehari semalam, kemudian beritahukan adanya kewajiban zakat. Terkait dengan zakat, Nabi Saw menyebutkan: “Tu’khadzu min aghniya’him wa turaddu ‘ala fuqara’ihim” (zakat itu diambil dari orang-orang kaya di antara mereka dan di distribusikan kepada orang-orang faqir dari mereka). Ini menunjukkan bahwa harta zakat yang diambil dari satu daerah dibagikan kepada orangorang yang berhak (mustahiq) di daerah itu. Dengan kebijakan pengeloaan zakat yang demikian maka tidak terjadi seperti gambaran di beberapa daerah yang kaya dengan perkebunan dan tambang, kekayaan alam banyak dihasilkan dari daerah itu, tetapi masyarakatnya berada dalam keadaan ekonomi memprihatinkan. Akibatnya muncul kecemburuan yang dapat mendorong munculnya konflik dan gangguan sosial. Pemerintah, Lembaga zakat seperti Dompet Dhuafa Waspada, dan pribadi muzakki (orang yang berzakat) memungkinkan pengalokasian distribusi zakat di luar tempat usaha dengan pertimbangan : 1. Adanya kebutuhan mendesak untuk disalurkannya zakat di tempat tersebut. Seperti menyalurkan zakat untuk para korban bencana gempa bumi di Bener meriah, Aceh. Para mustahiq (orang yang berhak menerima bagian zakat) di sana sangat membutuhkan penyaluran zakat tersebut. Tentu saja tetap memerhatikan faqir dan miskin di daerah asal zakat tersebut yang mempunyai kebutuhan mendesak. 2. Daerah tempat usaha yang disalurkan zakatnya sudah
Tanya: Assalamu’alaikum Wr.Wb. Saya ada usaha berupa kebun dan pabrik. Biasanya zakat saya disalurkan di daerah lain, bukan di lokasi kebun dan pabrik saya berada. Bagaimana sebenarnya tuntunan Agama tentang hal tersebut. Mohon arahan Ustadz. Terima kasih. (Suhardiman, Tapsel)
dapat mengatasi keperluan dasar kaum faqir dan miskin. Dengan pertimbangan pemerataan, dibolehkan penyaluran sebagian zakat yang terkumpul di luar daerah. 3. Tidak kalah pentingnya, perlu dipahamkan kepada masyarakat Muslim bahwa pada dasarnya semua kaum Muslimin itu bersaudara, sehingga kalaupun ada zakat, infaq dan shadaqah yang di distribusikan di luar daerah produksi yang dizakati, toh kesemuanya itu disalurkan kepada orang-orang yang memang berhak. Dengan begitu diharapkan dapat dihindari ego-kedaerahan yang dapat merusak persaudaraan Islam yang sesungguhnya tidak tersekat dengan batas-batas geografis. Wallahu a’lam.
LAYANAN JEMPUT ZAKAT (Khusus Kota Medan): 0812 6200 6967 Pembayaran ZIS Via Bank Zakat, Infak/Sedekah An. Dompet Dhuafa An. Dompet Dhuafa BNI Syari’ah 300.300.3144 BNI Syari’ah 300.300.3155 An. Peduli Ummat Waspada An. Peduli Ummat Waspada Bank Mandiri 106.0002203803 BSM 006.000832.1 Bank Sumut Syariah 611.01.04.000024.0 BMI 211.00002.15 BSM 006.002240.7 BMI 211.00044.15 BRI 069301000055309
(Dewan Syari’ah LAZ Peduli Ummat Waspada)
Ustadz H. Muhammad Nuh
Diasuh oleh :
Zakat Dibagikan Di Tempat Lain
Tanya Jawab Konsultasi Zakat
Dalam Oxford’s Student’s Dictionary yang disusun A.S. Hornby dan Christina Rose, demonstrasi diterjemahkan sebagai A public display of feeling or opinion, e.g. by marching, by a group e.g. of workers. Suatu pertunjukan umum mengenai perasaan atau pendapat, misalkan dengan berbaris berkelompok. Di dalam bahasa Arab, demonstrasi terbagi menjadi dua. Pertama, Muzhaharah (demonstrasi), yaitu aksi sekelompok masyarakat di tempat-tempat umum untuk menuntut perkara tertentu yang dalam aksinya itu biasanya melakukan pengrusakan barang-barang milik negara ataupun barang-barang milik individu. Kedua, Masirah (unjuk rasa) merupakan salah satu cara pengungkapan aspirasi dilakukan dengan tertib, tidak mengganggu ketertiban umum dan hak-hak masyarakat tidak dirusak. Perlu ditegaskan di sini bahwa aktivitas menasehati penguasa/ pemimpin yang telah menyimpang dari jalan yang benar hukumnya wajib. Karena Rasulullah menegaskan agar setiap orang mencegah kemungkaran yang dilihatnya, jika mungkin dengan tangan (kekuasaan) atau dengan perkataan, atau paling tidak dengan membenci kemungkaran itu. Caranya tentu berbedabeda. Dimulai dari cara yang sesuai prosedur sampai kepada masirah (unjuk rasa) dan bahkan muzhaharah (demonstrasi). Memang demonstrasi dalam arti masirah. lebih merupakan pilihan setelah jalur penyampaian secara prosedur tidak memadai. Hal itu bisa dipahami dari hadits Rasulullah Saw yang
(Dosen Fak. Syari’ah dan Pascasarjana IAIN-SU/ Ketua Umum MUI Binjai)
DR. HM. Jamil, MA
Demonstrasi Di Jalan Raya
Fiqih Ramadhan Perkotaan
Jawab: Berbuka dan Imsak dengan berpedoman kepada negeri yang berbeda dan jauh, sama saja tidak bolehnya seperti berpedoman ketika puasa dan hari raya dengan berpedomankan kepada negeri yang jauh seperti Makkah dan lainnya. Berbuka dan imsak itu berpedoman kepada waktu terbenam matahari dan terbitnya fajar di mathla’/wilayah masing-masing. DR Wahbah Az-Zuhailiy dalam kitab Fiqih Islam Wa-Adillathu,
Tanya: Assalamu’laikum, Ustadz, Saya pernah tinggal di beberapa kota dengan waktu berbuka dan imsak yang berbedabeda. Misalnya Jakarta, Surabaya dan Medan. Masing-masing daerah berbeda setengah jam sampai satu jam. Bolehkah saya berpedoman ketika berbuka dan imsak kepada salah satu daerah lain? Mohon penjelasan Ustadz.
Drs HM Nizar Syarif (Ketua Bidang Fatwa MUI Medan)
Berbuka Dan Imsak Pada Waktu Berbeda
Prinsip dasar dari aturan-aturan Alquran adalah memudahkan, akan tetapi ketika aturan ini ditafsirkan manusia maka kesan yang muncul adalah menyulitkan. Sebagai contoh Alquran menyuruh membasuh tangan sampai siku ketika berwudhu’ tetapi tidak menyuruh menyapu sampai siku ketika bertayammum. Di dalam praktek tayammum, menyapu tangan sampai siku masih diberlakukan oleh sebagian orang karena shibgahnya adalah fiqh (buatan manusia). Padahal di akhir ayat tayammum (Q.S. al-Ma’idah ayat 6) ditegaskan bahwa hal ini dilakukan karena Allah tidak mengiginkan adanya kesulitan. Demikian juga arah kiblat, dimana sebagian masjid di Indonesia menggeser arah hanya dengan alasan tidak tepat ke Ka’bah. Hal itu menunjukkan bahwa shibghah tidak lagi Alquran tetapi sudah manusia. Padahal Alquran menjelaskan bahwa menghadap kiblat sudah sah walau hanya ke arah masjid al-Haram (bukan Ka’bah). Hal tak kalah pentingnya adalah harta yang dizakati, dimana sebagian orang membuat rincian-rincian tersendiri. Padahal Alquran tidak membuat rincian karena berbeda tempat dan generasi akan berbeda pandang tentang harta. Sebagian orang tidak mau menzakati rumah dan kendaraan meskipun diakuinya bahwa itu adalah harta, hal ini terjadi karena shibghah sudah berubah. Contoh paling menarik masalah zikir yang dilakukan akhirakhir ini yang terkesan sangat berbeda dengan yang diinginkan Alquran. Ironisnya zikir yang paling digandrungi sekarang adalah zikir yang shibghahnya adalah manusia bukan zikir yang sibghatullah. Pesan tauhid yang dapat dipahami dari shibghatullah ini ialah keyakinan bahwa setiap aturan Tuhan tidak pernah menyulitkan manusia. Oleh karena itu kembali kepada Alquran dan hadits Rasul adalah jalan yang terbaik di dalam beragama supaya tidak muncul keragu-raguan di dalam beragama.
Oleh Achyar Zein
Rubrik Tanya Jawab MUI Kota Medan
Shibghah Allah. Dan siapakah yang lebih baik shibghahnya daripada Allah? Dan hanya kepada-Nya kami menyembah. (Q.S. al-Baqarah ayat 138) Menurut Quraish Shihab dalam karyanya Tafsir al-Mishbah bahwa makna dari kata shibghah adalah “celupan”. Jika kain dicelupkan ke warna merah maka warna kain menjadi merah karena warna itu meresap ke dalamnya. Adapun yang dimaksud celupan dalam ayat ini adalah iman yang diajarkan oleh Nabi Ibrahim. Penilaian terhadap suatu agama atau ajaran apapun dapat dilakukan melalui sumbernya. Jika sumbernya rasional, aktual dan dinamis maka agama dan ajaran tersebut akan rasional, aktual dan dinamis, demikian juga sebaliknya. Oleh karena itu eksistensi suatu agama atau ajaran sangat dipengaruhi oleh sumbernya. Di dalam ajaran Islam, sumber paling utama adalah Alquran, yaitu firman-firman Allah yang tertulis. Kebenaran Alquran sangat autentik dan pesan-pesannya sangat aktual. Karakteristik Alquran ini adalah ‘adam al-haraj (tidak menyulitkan) dan qillah altakalif (meringankan beban). Mengingat bahwa Alquran adalah kalam Tuhan yang menjadi sumber utama di dalam ajaran Islam, maka secara otomatis agama ini adalah “celupan” Tuhan. Dapat dipastikan bahwa tidak ada satupun ajaran-ajaran Islam yang menyulitkan dan memberatkan manusia karena Tuhan memang bersifat seperti itu. Oleh karena itu, jika ada yang mengklaim sebagai ajaran Islam tetapi terkesan sulit dan memberatkan maka dapat dipastikan bahwa ada yang salah tafsir dari ajaran tersebut. Langkah yang harus dilakukan melakukan reinterpretasi terhadap dalil-dalil yang digunakan.
Shibghatullah (Celupan Tuhan)
Kajian Tafsir Alquran
B4
Waspada/Muhammad Riza
MEDAN (Waspada): Seperti tahuntahun sebelumnya, Universitas Pembangunan Masyarakat Indonesia (UPMI) Medan menggelar buka puasa bersama sekaligus menyantuni anak yatim di kampus UPMI Jln. Teladan, Medan, Senin (15/7). Acara diadakan Himpunan Mahasiswa Fakultas Hukum (HIMAH) UPMI dengan menyantuni 30 anak yatim dari STM Al Ridho Perumnas Mandala. “Saya mengapresiasi kegiatan dilaksanakan adik-adik mahasiswa, karena meskipun libur kuliah acara silaturahim buka puasa bersama tetap dilaksanakan,” kata Rektor UPMI Medan Drs H Ali Mukti Tanjung, SH,MM. Ali Mukti mengatakan, siapa yang bergembira menyambut bulan Ramadhan maka dibebaskan dari siksa api neraka. Melaksanakan ibadah di bulan Ramadhan pahalanya berlipat ganda hingga 70 kali, memberi air minum kepada orang berpuasa saja berpahala,” ujarnya. Dia menambahkan, membantu anak yatim piatu sangat berarti pada bulan Ramadhan. “Saling membantu, saling memberi yang datang dari hati nurani dan ikhlas kita laksanakan untuk mendapat pahala,” sebutnya. Ketua panitia Herfina Panjaitan melaporkan, acara dihadiri Rektor, Purek III H Daris Siregar, SH, MM, Dekan Fakultas Hukum Al Umry SH, MHum, birokrasi kampus, pengurus dan anggota Himah UPMI. Acara bertujuan mewujudkan kepedulian terhadap sesama dan meningkatkan nilai-nilai ukhuwah islamiyah. Sementara, Ustaz Daka Juho Simanjuntak dalam tausyiahnya mengajak memperbanyak doa pada bulan Ramadhan. Karena berdoa pada bulan Ramadhan dikabulkan Allah SWT. Selain itu, berdoa waktu shalat pada sujud terakhir. “Doakan orangtua kita, karena ridho Allah ridho orangtua dan syukuri apa yang telah diberikan Allah SWT,” tuturnya. Acara diawali pembacaan ayat suci Alquran oleh H Syarifuddin Telaumbanua. Usai berbuka puasa dilanjutkan shalat Maghrib berjamaah. (cwan)
UPMI Buka Puasa Bersama Dan Santuni Anak Yatim
perlu menjadi perhatian bersama selama bulan Ramadhan, hendaknya semua pihak bisa menjaga tali silaturahmi, jangan ada saling cemburu, iri, dengki serta membuat ketersinggungan di antara umat beragama.” Untuk itu, Wakil Wali Kota berharap kepada tokoh agama, masyarakat dan adat menjadikan bulan Ramadhan menjadi bulan pembinaan dan pendidikan karakter generasi muda Islam dan menjadikan aktifitas puasa, tarawih serta tadarus menjadi titik dan momentum strategis memberikan edukasi serta pembentukan karakter generasi muda yang qurani, bermoral serta berakhlakul karimah. Wakil Wali Kota didampingi Kapolres diwakili Kompol Muslim saat itu menyerahkan bantuan Rp5 juta kepada nazir Masjid Bhakti Abdul Muis di damping Ketua STM Masjid Bhakti, Camat Siantar Martoba Rafidin Saragih dan Lurah Pondok Sayur. -Waspada/Edoard Sinaga-
BANTUAN uang tunai Rp 5 juta diserahkan Wakil Wali Kota Koni Ismail Siregar (kiri) selaku Ketua Tim Safari Ramadhan 1434 H Pemko Pematangsiantar kepada pengurus Masjid Bhakti Jln. Pertamina, Kel. Pondok Sayur, Kec. Siantar Martoba, Senin (15/7) malam saat kunjungan pertama Tim Safari Ramadhan.
Usai penyerahan bantuan, Al Ustadz Maranaek Hasibuan yang juga Plt Kakan Kemenag memberikan tausyiah singkat mengenai makna berpuasa dan manfaat kebersihan dan penghijauan lingkungan. Ketua STM Masjid Bhakti M Saragih berterimakasih atas kunjungan Tim Safari Ramadhan, juga bantuan yang diberikan. “Bantuan itu akan kami pergunakan sebaik-baiknya untuk keperluan masjid,” kata dia. Dalam kunjungan itu, terlihat Danramil, Asisten II M Akhir Harahap, Ny Rini Anisa Koni Ismail Siregar, Dirut PDAM Tirtauli H Badri Kalimantan, para SKPD dan seluruh lurah di Kecamatan Siantar Martoba.(a30)
pelanggan akan merasakan benefit lebih besar hemat hingga 60 % atau setara 1,8 juta, tetapi pembayaran bulanan tetap sama,” ujarnya menyebutkan setiap orang dapat berkomunikasi dengan kerabat dan kolega untuk sekadar saling bersilaturahim tanpa memikirkan ruang dan waktu yang terbatas.. Saat ini kata Erward, WiGO tengah melakukan berbagai kegiatan untuk memudahkan masyarakat menikmati layanan internet WiGO. “Kami akan menghadirkan mini exhibition, open booth serta berbagai kegiatan lain yang berlokasi di perumahan, mal atau kawasan pertokoan yang mudah dijangkau warga Medan,” kata dia. (m27)
MASJID Juang 45. Nama itu memang tidak lazim untuk masjid yang umumnya menggunakan bahasa Arab. Terletak di persimpangan Jln. HM Yamin dengan Jln. Perintis Kemerdekaan Kec. Medan Timur, masjid yang dulunya bernama Masjid Medan Timur berubah nama karena historis perjuangan melawan penjajahan. Masjid itu dibangun atas swadaya masyarakat. Sebelum berganti nama, masjid di bombardir meriam Belanda dan sekutunya, lalu dibangun kembali pada 1950 dan berganti nama menjadi Masjid Juang 45. Salah satu warga, H Muhammad Noor yang biasa dipanggil Kek Noor menjadi saksi hidup dan bercerita kepada Waspada, yang mengunjungi kediamanya di Jln. HM Yamin Gg Obat II, Kec. Medan Timur, kemarin. Beliau yang juga pengurus masjid
bercerita bahwa masjid itu sebagai saksi bisu pejuangan rakyat Indonesia di bawah kepemimpinan Wiji Afisa dan Zaid Hamid melawan Belanda yang hendak menguasai wilayah Medan Timur dan Tembung. Kata Kek Noor, tanggal 17 Oktober 1945 Belanda dan sekutunya datang dari arah Barat menuju Timur, tepatnya dari Jln. Perintis Kemerdekaan untuk menguasai wilayah Medan Timur dan Tembung. Namun dihadang oleh tentara dan rakyat Indonesia di depan masjid. Para pejuang bertahan dan mendirikan basecamp di depan masjid di persimpangan jalan untuk mempertahankan daerahnya dari kekuasaan Inggris dan sekutunya. “Dahulu masjid ini menjadi titik kumpul para pejuang untuk melawan penjajah,” ujarnya. Terbukti, penjajah tidak berhasil menembus pertahanan tersebut karena
mendapat perlawanan sengit. “Dalam pertempuran itu Belanda berhasil dipukul mundur oleh pejuang tanpa mengalami korban jiwa. Tidak ada yang gugur dari pertempuran itu, pejuang kita semua selamat,” kata Kek Noor Namun tiga hari kemudian, 20 Oktober 1945 Belanda dan sekutunya datang lagi dengan kekuatan lebih besar dan membawa dua panser untuk melawan para pejuang. Sementara para pejuang bersiapsiap dan menunggu di depan masjid. Lagi-lagi penjajah gagal menembus pertahanan, meskipun membawa dua panser untuk melawan para pejuang. Tetapi sebelum mundur Belanda sempat menembakkan dua tembakan meriamnya ke arah masjid yang dianggap sebagai tempat bersembunyinya para pejuang Indonesia. Akibat tembakan tersebut masjid luluh lantak, rata dengan tanah, apalagi saat itu bangunan masih semi per-
manen. “Peristiwa terjadi setelah shalat zuhur,” jelasnya. Akhirnya, pada 1949 Masjid Medan Timur mulai dibangun lagi oleh masyarakat yang dimpin Tugino sebagai tokoh masyarakat dan juga penghulu di wilayah itu. Masyarakat berswadaya membantu membangun masjid, bahkan ada yang menjual botol dan koran ditukarkan dua batu bata untuk membantu pembangunan masjid. Setelah dibangun, masjid berganti nama menjadi Masjid Juang 45 untuk mengenang kembali peristiwa tersebut. Jika kita mengunjungi masjid ini, dapat merasakan kembali aura perjuangan itu. Selain itu, di areal masjid dapat ditemui makam Alm. Syekh H Ahmad Fuad Said, ulama terkenal pada masa itu, yakni cucu dari Syekh H Abdul Wahab Rokan Al Khalidi Naksabandi, Tuan Guru Babussalam pertama Langkat. *Afli Yarman
Masjid Para Pejuang Pernah Hancur Ditembak Panser Belanda
Waspada/ist
SELURUH karyawam WiGO saat acara media gathering dan buka bersama di Gedung Uniland Plaza, Selasa (16/7).
MEDAN (Waspada): Meningkatkan silaturahim di antara karyawannya sekaligus berkumpul bersama wartawan, WiGO menggelar media gathering dan buka puasa bersama di Gedung Uniland Plaza, Selasa (16/7). Area Manager WiGO Cabang Medan Erward Susanto di dampingi Product Manager Ampri Pratikno dan Head Of Product Aritanto Budiman mengatakan kegiatan itu merupakan sebuah bentuk apresiasi terhadap para wartawan yang telah membantu mengedukasi pelanggan WiGO serta meningkatkan silaturahim di bulan Ramadhan. “Bersamaan acara ini WiGO mensosialisasikan program terbarunya, dimana
WiGO Buka Puasa Bersama Karyawan
Masjid Bhakti di Jln. Pertamin, Kel. Pondok Sayur, Kec. Siantar Martoba mendapat kesempatan pertama dikunjungi Tim Safari Ramadhan Pemko pada Senin (15/7) malam. “Sebelum Safari Ramadhan, Pemko telah menyerahkan bingkisan berupa gula, kopi dan bubuk teh kepada 121 masjid dan 41 mushalla yang ada di Pematangsiantar,” kata Kabag Humas dan Protokoler Drs Daniel H Siregar melalui Kasubbag Protokoler Suherman. Dia katakan, pada kunjungan hari pertama, Tim Safari Ramadhan Pemko melaksanakan shalat Isya berjamaah dilanjutkan shalat Tarawih 11 rakaat serta member bantuan Rp5 juta ke masjid yang dikunjungi. Wakil Wali Kota Drs Koni Ismail Siregar selaku Ketua Tim Safari Ramadhan mengatakan, tujuan kunjungan mereka untuk meningkatkan silaturahmi dan ukhuwah sesama umat Islam. “Di sisi lain yang
PEMATANGSIANTAR (Waspada): Tim Safari Ramadhan Pemko Pematangsiantar menyerahkan bantuan uang tunai dan lainnya ke beberapa masjid yang ada di delapan kecamatan.
Waspada/Risky Rayanda
MASJID Juang 45 sebagai saksi sejarah pertempuran yang terjadi di wilayah Medan Timur dan sekitarnya. Masjid ini sempat di bombardir meriam Belanda pada tahun 1945.
Para pengabdi Allah SWT ada tiga golongan, dan setiap golongan mempunyai tiga ciri khas di mana mereka dikenali. Pertama, golongan yang beribadah kepada Allah SWT atas dasar takut akan siksa-Nya. Adapun ciri-cirinya: menghinakan dirinya di hadapan Allah SWT, selalu menganggap sedikit kebaikannya, dan merasa banyak dosanya. Kedua, golongan yang beribadah kepada Allah SWT atas dasar mengharapkan rahmat-Nya. Ciri-cirinya: menjadi panutan masyarakat setiap saat, menjadi orang yang pemurah dalam harta karena zuhudnya terhadap dunia, dan selalu berbaik sangka kepada Allah SWT dan kepada semua makhluk-Nya. Ketiga, golongan yang beribadah kepada Allah SWT atas dasar cinta kepadaNya. Ciri-cirinya: mudah memberikan sesuatu yang dicintainya dan tidak ada hal yang dirisaukannya asalkan Allah SWT meridhoinya, tetap melakukan amal shaleh meskipun bertentangan dengan hawa nafsunya, dan setiap saat selalu taat pada perintah dan larangan Rabb-nya. (HR Abubakar Bakar Ash-Shiddiq r.a.).
Tiga Golongan Pengabdi Allah SWT Dan Cirinya
121 Masjid Terima Bingkisan
Safari Ramadhan Pemko Siantar
SEBANYAK 476 Alquran dan 115 kipas angin akan diberikan Pemkab Pidie kepada setiap masjid dan meunasah di Kabupaten Pidie, Aceh melalui Dinas Syariat Islam. Penyerahan Alquran dan kipas angin itu dilakukan saat 103 orang Tim safari Ramadhan Kabupaten Pidie bersama Muspida mengunjungi masjid-masjid dan meunasah, yang dimulai, Kamis (12/7) lalu.
WASPADA, Kamis, 18 Juli 2013
Al Ustad Drs H Umar Khatib, Mpd dalam tausyiahnya mengatakan pentingnya ibadah, sehingga tugas pokok manusia diciptakan Allah SWT adalah beribadah. “Jadi janganlah engkau menjadi manusia sombong, sebab sombong itu merupakan sifat yang sangat tidak disukai Allah,” katanya. Saat itu Farianda menyumbangkan 20 kitab suci Alquran yang diterima Ketua Ranting Muhammadiyah Gedung Arca H Abdul Muluk Tanjung. Farianda juga menyerahkan bantuan dana. Wakil Sekretaris Partai Demokrat Sumut itu berjanji terus membina dan memelihara tali silaturahmi. “Ini momen yang tepat memupuk rasa kebersamaan,” kata dia, juga menjabat sekretaris Serikat Perusahaan Pers (SPS) Sumut dan Sekjen Generasi Muda Angkatan 66 Sumut. (m30)
“Dengan berpuasa akan ada waktu bagi lambung manusia untuk beristirahat dari aktivitas. Selain itu akan memberikan kesehatan pada rohani, seperti rasa sabar dan mampu menahan diri dari hal buruk.” Sesungguhnya, kata dia, jika puasa tidak diwajibkan oleh Allah, manusia memang harus melakukannya untuk kesehatan jasmani dan rohani. “Karena itu, dengan imbalan pahala dan kelebihan kebaikan yang diberikan Allah bagi orang berpuasa pada Ramadhan ini, selayaknya dilakukan secara sempurna, sehingga mendapat predikat takwa. Puasa juga mengikat tatanan sosial dan kedekatan antaranggota keluarga, teman sejawat dan komponen masyarakat. Juga membangun peradaban ekonomi dengan meningkatnya transaksi jual beli untuk berbagai keperluan berbuka dan saat menjelang Idul Fitri.(m37)
di Senayan. Dia berharap silaturahmi yang sudah dimulai dapat dibina, sehingga ke depan hubungan akan lebih baik. dr Geeta saat itu di dampingi Wakil Ketua Duli Novri, Sekretaris Heny Fuji Lestari, Bendahara Rosmalena dan pengurus PAC Partai Nasdem Maimun Rahma Purba. Sementara, Pengurus DPC Partai Nasdem Maimun, Rahma Purba mengatakan, umat muslim yang mendapat bantuan adalah warga kurang beruntung di sekitar Kecamatan Medan Maimun. “Kita berharap bantuan ini berguna bagi mereka yang sedang menjalankan ibadah puasa,” kata dia. (m32/rel)
Kata H Amhar, orang yang bertaqwa sendi hidupnya ada dua, yaitu ketika menerima cobaan dia bersabar dan bila mendapatkan nikmat dia bersyukur. “Bagi Rahudman Harahap hendaklah bersabar menjalani proses persidangan, dan senantiasa berserah diri kepada Allah,” kata dia. Disebutkan juga, dalam surah al-Baqarah ayat 183-185 dijelaskan, tiga sasaran pokok orang berpuasa, yaitu membentuk diri menjadi orang bertaqwa, bersyukur dan membentuk diri menjadi orang yang cerdas.(m24)
SIMALUNGUN (Waspada): Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kab. Simalungun menggelar Road to Dakwah (RTD) ke sejumlah daerah yang jumlah penduduk muslimnya sedikit. Sekretaris Kemenang Simalungun Sakoanda Siregar, SAg kepada Waspada, Senin (15/7) mengatakan, kegiatan dakwah Ramadhan di dukung seluruh jajaran pejabat dan staf Kemenag Simalungun, sedangkan kegiatan dipimpin langsung Kepala Kemenag Simalungun H Muslim, MM. “Tujuannya, selain mempererat kebersamaan di antara staf Kemenag Simalungun, diharapkan dapat memberikan gairah beribadah bagi warga muslim yang tinggal di daerah minoritas,” kata Siregar. Rombongan RTD Kemenag Simalungun melibatkan 30 Kepala Urusan Agama (KUA) se- Simalungun, ditambah kalangan pendidik madrasah negeri serta pejabat di lingkungan kantor Kemenag. RTD Kemenag Simalungun dimulai 12 Juli 2013. Sasaran pertama Kec. Haranggaol-Horison yang sejak 2005 sampai 2013 sudah terjadi pertambahan jumlah umat muslimnya dari 12 KK menjadi 25 KK. Di daerah ini hanya ada satu masjid dibangun di pinggir Danau Toba. Sedangkan kegiatan dakwah dilaksanakan di Masjid Al Ikhlas yang dibangun 1997 oleh Kepala Kantor Kemenag sebelumnya. Selain berdakwah, mereka menyalurkan zakat profesi 2,5 persen. Rombongan dipimpin Kakan Kemenag Simalungun itu diikuti Ketua MUI Simalungun H Abd. Halim Lubis, Lc dan
Ketua PHBI Simalungun Hj Nuriati Damanik, SH. Tim RTD Kemenag Simalungun juga sudah melakukan kegiatan dakwah dan menyalurkan zakat profesi pada 13 Juli 2013 di Kec. Dolok Pangaribuan Simalungun, sedangkan 14 Juli 2013 melakukan safari Raamadhan di Kec. Bosar Maligas. (crap/c16)
Waspada/ Rap.Negara Siregar
KEPALA Kantor Kementerian Agama Simalungun H Muslim, MM di dampingi Sekretaris Kemenag Sakoanda Siregar, SAg dan staf Kemenag lainnya menyerahkan bingkisan dan zakat profesi PNS di Kec. Bosar Maligas Simalungun, kemarin.
Road To Dakwah Di Daerah Minoritas Muslim
MEDAN (Waspada): Orang beriman yang terlatih dengan ibadah puasa dan bekerja keras mencari ridho Allah pastilah akan mendapatkan taqwa, kata Ustadz H Amhar Nasution, MA pada tausyiahnya di pendopo rumah dinas Wali Kota Medan Jln. Sudirman pada malam pertama dan ketiga Ramadhan 1434 H, Rabu hingga Jumat (10-12/7). Selain Wali Kota non aktif H Rahudman Harahap dan istri, tampak para asisten, camat dan kepala sekolah negeri se-Kota Medan maupun tim penggerak PKK Kota Medan.
Orang Beriman Akan Mendapatkan Taqwa
MEDAN (Waspada): Caleg DPR RI Dapil I Sumut Partai NasDem dr Geeta menyerahkan bantuan kepada warga Kec. Maimun, Minggu (14/7). Bantuan rahmat puasa berupa kebutuhan rumah tangga seperti sembako dan lainnya. Penyerahan bantuan dilakukan di kantor DPC Partai Nasdem Medan Maimun. dr Geeta yang juga Ketua DPD Partai Nasdem Kota Medan mengatakan, tidak ada yang lebih menyenangkan selain melihat orang yang membutuhkan tersenyum saat meneriman bantuan. Sebagai umat beragama, dia berharap doa dan dukungan agar diberi jalan untuk berbuat lebih besar dengan berkiprah
Rahmat Puasa, Nasdem Beri Bantuan Warga Maimun
MEDAN (Waspada): Dinas Kesejahteraan Sosial Sumut mengadakan acara berbuka puasa bersama di Grand Antares Hotel Jln. SM Raja Medan, Senin (15/7). Ketua pelaksana sekaligus Sekretaris Dinas Kesos M Haykal Amal, SH,MSi menyebutkan, berbuka puasa bersama dilaksanakan setiap tahun sebagai sarana menjalin silaturahmi. “Setiap tahun kami melaksanakan kegiatan berbuka puasa bersama sebagai wujud silaturahmi sesama pegawai,” ujar Haikal. Sebelumnya, Kepala Dinas Kesos Alexius Purba mengatakan, kegiatan itu sebagai sarana mempererat persaudaraan antarpegawai sekalipun berbeda agama dan keyakinan, tetapi tetap saling menghormati dan mengharagai. Ustadz Lailan Arqom, MPd dalam ceramah agamanya menyebutkan puasa memberikan dampak kesehatan manusia.
Dinas Kesos Buka Puasa Bersama
MEDAN ( Waspada): 1.500 Siswa Sekolah Binaan UMN Al Washliyah (SMA, Madrasah Aliyah, SMK Teknik dan Bisnis) menggelar Pesantren Kilat Ramadhan (PKR) 1434 H selama tiga hari, sejak Senin (15/7) hingga Rabu (17/7). PKR dibuka Ketua Koordinator Badan Penyelenggara Sekolah/Madrasah Binaan UMN Al Washliyah Drs H Kondar Siregar MA. Kondar Siregar mengatakan, PKR diharapkan bisa mendidik mental anak didik menjadi lebih baik. “Tujuan lainnya agar siswa lebih banyak melakukan aktivitas bermanfaat seperti belajar agama daripada keluyuran selama musim liburan sekolah,” sebutnya. Ketua Panitia Luhut Siagian, SAg, SeWaspada/Ist lasa (16/7) menambahkan, PKR merupaSEJUMLAH siswa Al Washliyah mendengarkan ceramah agama saat Pesantren Kilat kan ajang silaturahim sesama siswa satu Ramadhan di sekolahnya, Selasa (16/7). atap dibawah naungan UMN Al Washliyah. “Dengan PKR ini juga kita harapkan dapat menanamkan dan ceramah problematika remaja. “Acara dimulai pukul 08:00 karakter, akhlak dan rasa saling memiliki di dalam diri siswa,” hingga pukul 16:00. Saat penutupan dilaksanakan juga buka puasa bersama,” tuturnya di dampingi Sekretaris Panitia Rumji kata dia. Selain itu, PKR juga mengamalkan nilai-nilai ajaran Islam Tanjung, ST dan Bendahara Panggabeab Siregar, SPd. Hadir pada pembukaan PKR itu, Sekretaris Koordiantor dan mempertebal rasa keimanan dalam melaksanakan ibadah. Badan Penyelenggara Sekolah/Madrasah Binaan UMN Al “PKR ini agenda rutin Al Washliyah, setiap tahun dilakukan. Kegiatan ini untuk mengisi libur di bulan Ramadhan,” ujarnya Washliyah Musa B Abdurrazak, ST, SPd serta kepala SMA Drs menyebutkan, pemberi materi disampaikan oleh Himpunan Abd Jalil Siregar, Kepala Madrasah Aliyah Drs Salim Dongoran, Kepala SMK Teknik Mislan ST dan Kepala SMK Bisnis Dra Hj Mahasiswa Al Washliyah Medan. Adapun materinya, ibadah praktis, shalat berjamaah, Titik Supraptini MPd. (cwan) ceramah agama, baca Alquran, analisa kepribadian, tauhid
PKR Di UMN Al Washliyah
MEDAN (Waspada): Caleg DPRD Sumut Partai Demokrat Farianda Putra Sinik, SE bersafari Ramadhan dengan mengunjungi Masjid Taqwa Jln. Gedung Arca Gg Persatuan, Kel. Pasar Merah Timur, Kec. Medan Area, Selasa (16/7). Farianda datang bersama rombongan di antaranya tokoh masyarakat Drs H Suardi Taswi, SE, MM dan Rusli Mancung Tanjung, disambut jamaah masjid termasuk Ketua Ranting Muhammadiyah Gedung Arca Cabang Pasar Merah, H Abdul Muluk Tanjung. Di masjid yang dalam tahap renovasi itu, Farianda melaksanakan shalat Isya berjamaah. Kemudian mendengarkan pembacaan ayat suci Alquran dan ceramah agama, diakhiri shalat tarawih berjamaah.
Farianda Safari Ramadhan Ke Masjid Taqwa
Waspada/Ayu
Farianda Putra Sinik (4 kiri) bersama tokoh masyarakat H Suardi Taswi (3 kiri) dan Ketua Ranting Muhammadiyah Gedung Arca H Abdul Muluk Tanjung (3 kanan) bersama jamaah Masjid Taqwa.
B5
B6 1 CM 2 CM
WASPADA
Rp. 12.000 Rp. 24.000
3 CM Rp. 36.000 4 CM Rp. 48.000
BURSA
AUTOMOTIVE Informasi Pembaca
Bursa Automotive
AC : Air Condition BR : Ban Radial CL : Central Lock ND : Nippon Denso DB : Double Blower
P S : Power Stearing PW : Power Window RT : Radio Tape VR : Velg Racing EW :Electric Window
OVER KREDIT
ASTRA 100 % BARU
5 CM 6 CM
Rp. 65.000 Rp. 78.000
P RO M O DA I H AT S U Xenia Dp 26 Jt Granmax P.U Dp 10 Jt Terios Dp 30 Jt Proses Cepat, Pasti Ok Hub : Harry Nauli 0811 6001 946
ASTRA DAIHATSU CAB MEDAN
TERIOS Dp 30 Jtan atau Angs 1,9 Jtan XENIA Dp 20 Jtan atau Angs 1,7 Jtan Pick Up Dp 10 Jtan. Bisa Tukar Tambah Hub. HAFIZ Hp. 0852 7747 2542
DAIHATSU Terios Tx 2012. W. Putih, Pajak Panjang 1 Thn, Kembali Dp 100 Jt/Nego. Sisa Angs, 3.225.000 x 33 Bln, Ass. Allrisk, Selama Kredit Km +/- 15.000. Maaf TP. Minat Serius Hub : 0823 6437 2234 / 0812 6000 1389
DAIHATSU ROCKY 4 x 4 Thn 93. Bk Mdn, Wrn Hitam, Mobil Cantik / Sehat, H. 76 Jt. Hub. 0813 6139 1011
* PAKET DAIHATSU 100 % BARU *
DAIHATSU ROCKY Thn 92. W. hitam, 4 x 4, Ban Bagus, Siap Pakai, Hp : 0821 6080 2009
- All New Xenia Dp 29 Jt Atau Angs 1,8 Jt - New Terios Dp 32 Jt Atau Angs 1,9 Jt - Gran Max Pick UpDp 10 Jt Angs 2 Jt-An Hub : HADY / 0813 6132 9496
* PAKET LEBARAN DAIHATSU * - TERIOS Dp 32 JT Atau Angs 1,9 JT - ALL NEW XENIA 1.3 Angsuran 2 JT - GRAN MAX Pick Up Dp 11 JT. Hub : Rahmat/0812 6267 3416 * Bawa Guntingan Iklan ini Untuk Hadiah Langsung *
ASTRA Daihatsu Tritura Ramadhan Pakai Daihatsu Pick Up Dp 10 Jtan. Xenia Dp 26 Jtan. Terios Dp 30 Jtan. Terima Tukar Tambah Data Dijemput, Proses Cepat. Hub : Mauliza 0812 6022 2125 # ASTRA DAIHATSU PROMO LEBARAN # All New Xenia Angs 2,7 Jtan, Terios Angs 3,4 Jtan, Pick Up Angs 2,6 Jt. Tersedia Jg Luxio, Sirion, Terima TT, Proses Cepat. Riky : 081 2659 5820
# READY STOCK #
NEW XENIA - TERIOS - GRANMAX PU PROSES CEPAT - DATA DIJEMPUT- PASTI OKE - FULL DISKON HUB. FERRY 0821 6736 3637
SPESIAL DAIHATSU RAMADHAN
Pick Up Cuma 10 Jt Saja Angs 2 Jt-an Xenia Ac Double Air Bag Dp 30 Jt Angs 3 Jt-an Terios Dp Mulai 31 Jt-an Angs 3 Jt-an Hub : 0813 7029 9888 Dlm & Luar Kota. Proses Cepat
HONDA CITY 1,5 EX I Matic Thn 98 (Over Kredit). Silver Met, Mulus, Balik Dp 35 Jt (Nego), Sdh Byr Angs 11 Bln, Sisa angs : 2,3 Jt x 25 Bln. Nb: Bisa TT dengan mobil yg lbh murah/ Spd Motor. Hub : 0852 9775 0771 - 77756757. Jl. Sm Raja Sebelah United Tractor
PAKET DAIHATSU BARU
- HYUNDAI ATOZ 04, Abu Met, Bk A/N Sendiri 65 Jt Net. - NISSAN MARCH 2011 M/T, Silver, Bk 115 Jt Net. Hub : 77471599.
“ PAKET DAIHATSU BERAMAL “
HYUNDAI ACCENT GLS Thn 2000. Merah, Plat Medan Asli. Harga 48 Jt. Hub : 0813 7645 8528 / 0852 6241 1545
- All New Xenia Dp 30 Jtaan...Angs 3 atau 2 Jtan - Terios DP 30 Jtan..... Angs 3 atau 2 Jtaan Proses Cepat : Hub TEDDY Capella 0812 6325 656/77884663
GRAN MAX PICK UP DP 11 Jt’AN Angs 2 Jt’AN GRAN MAX MINI BUS DP 25 Jt’AN Angs 2 Jt’AN LUXIO D DP 30 Jt’AN Angs 3 Jt’AN XENIA D PLUS DP 27 Jt’AN Angs 3 Jt’AN TERIOS TS XTRA DP 38 Jt’AN Angs 3 Jt’AN HUb : ERWIN Hp. 0812 6315 4132
HYUNDAI ATOZ HITAM OVER KREDIT TH 2005. Sudah dibayar 9 x Sisa 27 x 2.135.000, Mobil Sgt Orisinil Luar Dalam, Balik dp 26 Jt Nego. Hub : 0823 6432 0052
OVER KREDIT
DP 30 Jutaan atau Angsuran 3 Jutaan Berhadiah GPS atau COOL BOX + Parking Sensor MA REA NU DY AL ST a ta O C uM K AT IC
HONDA JAZZ V-Tec Sporty Hitam Metalic 2007, Manual. Hub 0852 7441 4888 ISUZU PANTHER ROYALE Thn 1996. Biru Met, Bk Medan asli, Pajak Panjang, Mulus, Terawat. Hub : 0812 6332 0389 # ISUZU 100 % BARU = IRIT #
Panther Pick Up Turbo............Dp 20 Jtan Panther Lm, Lv, Ls Touring....Dp 60 Jtan Hub. Suprapto 061-77860168/081375070088 KREDIT VIA:
Hubungi Dealer
SUZUKI
ADA JADI MOBIL
JL. JEND. G. SUBROTO 18-20-22 Depan Air Mancur Petisah Tel. 4522619 - 4146757 MEDAN
DIJUAL SALAH SATU 1) ISUZU PANTHER Miyabi Thn 95. Bk Mdn Asli, Ac, Velg Racing, Remot Alarm. H. 45 Jt. 2) TOYOTA Kijang Commando NCH Long Thn89/ 90. 5 Speed, Ac, Velg Racing, Mobil Mulus, Cantik, Rapi. Hub. IBU HAJJAH 0852 9641 9233, 0812 6596 4197 (Maaf SMS TP)
7 CM 8 CM
Rp. 91.000 Rp. 104.000
ISUZU PANTHER ROYALE 1.5 Thn 1996. Bk Mdn Asli, Hijau Met, Lengkap, Body Kaleng, Peminat Hub : 0812 6392 3855. Harga 63 JT/Nego
DIJUAL MITSUBISHI KUDA GRANDIA (Type Paling Lengkap), Warna Silver, Tahun 2003, Satu Tangan Dari Baru dan Kondisi, Seperti baru, Harga 100 Jt Nego, Hubungi 0852 6133 4547
9 CM Rp. 126.000 10 CM Rp. 140.000
OVER KREDIT SUZUKI APV X 2006. Hitam, Balek Dp 40 Jt Nego. sudah bayar 14 x 3,4 Jt Sisa 22 x 3,4 Jt, Serius Hub 0812 6588 5529, 0823 6828 5757 MOBIL SUZUKI BALENO Th’ 01. Bk Mdn, Power Window, Power Steering, Wrn Coklat Met, Original. Hrg 74 Jt. Hp. 0852 7554 4904 , 0813 6125 3222
MITSUBISHI PS 100 Box 2002 Roda 6, Cat Asli, Sehat, Hub. 0852 7736 8051
Berkah Ramadhan bersama SUZUKI Carry Pu Dp 14,5 Jtan Ertiga Dp 35 Jtan SWIFT Dp 45 Jtan SUZUKI Proses mudah, data dijemput. BARU Hub Langsung ENNY 0821 6072 7103
MITSUBISHI LANCER Thn 84. Biru, Velag Rac, Siap Luar Kota. Rp. 17,5 Jt. Hub. 061 77799419 - 0878 6878 0155
SUZUKI KATANA HITAM MET Th 91 Sgt Mulus Luar Dalam, Siap Pakai, Vr, Br, Rtp, Ac Dingin, Bk Medan Asli, Harga 38 Jt Nego. Hub : 0823 6452 5302
MITSUBISHI L300 Pu Th’08. Wrn Hitam, Mobil Siap Pakai, Rp 107 Jt. Hub: 0813 9615 6650 / 7851402
NISSAN PROMO BARU
PROMO NISSAN BONUS HADIAH TERMURAH DI RAMADHAN
G.Livina SV M/T Dp 21.198.000 Angs / 3 JT-AN Evalia ST M/T Dp 29.670.000 Angs/ 3 JT-AN March M/T DP 24.828.000 Angs/ 3,3 JT. Hub : Lamasi Pakpahan Hp. 0 8 2 1 6 1 5 8 1 1 1 8 . Pin BB 27DFE9B5 . Jl. H. Adam Malik No. 193 C
* PROMO NISSAN RAMADHAN *
NEW GL, MARCH, JUKE, EVALIA, SERENA. Dapatkan Penawaran Terbaik. Hub : 0852 6132 8682 / 061-7653 2555. Pin BB : 26B392D1 PROTON SAGA 1.3 M/T Thn 2009. Hijau Met, Bk Mdn. Rp 83 Jt. Hub : 0852 7538 3218
DIJUAL
SUZUKI ESCUDO Thn 2003. Warna Silver, Siap Pakai, harga 95 Juta. Hubungi 0813 9792 1174, 7341906 SUZUKI SIDEKICK DRAG One Thn 1998, Warna Hijau Tua Metalik, Bk Medan Asli, (Bk Panjang), Mobil Sehat Mulus, Siap Pakai. Hp. 0813 7094 4002 / 0853 6255 5172
SUZUKI FUTURA Pick Up 1.0 Thn 95. Hitam, Velg Racing, Seksi, Original, Kondisi Siap Pakai, Hp : 081 2634 4444 (TP) SUZUKI APV Type Gl Th 09/10. W. Hitam, Ac, Tape, Vr, Br, Bk Medan Asli, Sgt Mulus, Original, Tinggal pakai. Hrg 120 Jt/Damai. Hub : 0813 7618 8118
“ Promo Ramadhan Mobil Suzuki “
Carry Pick Up Dp 12 Jtan / angs 2,6 Jtan Ertiga Dp 34 Jtan/ angs 3,9 Jt Hub : Agus 0852 0635 4486
# PAKET SUZUKI BARU - PROMO LEBARAN # Carry Pick Up Dp 13 Jtan ,angs 2,6 Jtan x 48 Bln Ertiga Dp 39 Jtan ,angs 4,3 Jtan x 47 Bln Splash Dp 26 Jtan ,angs 3,7 Jtan x 38 Bln Dp Sudah Bersih (Tinggal Keluar Unit), Proses Cepat. Hub. 0812 6204 2062 / 061 77255952
TOYOTA KIJANG KAPSUL LGX Solar Bk Medan Th 2000. Cat Dan Mesin Mulus, Siap Pakai, Hrg Nego. Hp 0852 7650 6242 TOYOTA AVANZA Th 2007 G 1.300 cc. Warna Biru, Bk Medan, Cat Dan Mesin Mulus, Siap Pakai, Hrg Nego. Hp. 0811 652 506 TOYOTA AVANZA G 1.300 cc Th 2005. Warna Silver Met, Bk Medan, Cat dan Mesin Mulus, Siap Pakai. Hrg Nego. Hp 0821 6021 0957
TOYOTA VIOS G Matic Thn 2003. Warna Hitam, Ac, Tape, Vr, Hrg 108 Juta Nego. Hp. 0813 6246 5427
PROMO TOYOTA 100 % BARU Ready : AVANZA, INNOVA, FOR TUNER, DLL.Proses Cepat Disc OK Hub 0812 655 6962 * TOYOTA BARU GEBYAR LEBARAN* Grand new Fortuner Dp 66 Jtan Grand new Kijang Innova Dp 53 Jtan New Rush Dp 46 Jtan New Avanza Dp 38 Jtan Etios Valco Dp 37Jtan
Angs. 9.425.000 x 59 Bln Angs. 5.544.000 x 59 Bln Angs. 4.489.000 x 59 Bln Angs 3.416.000 x 59 Bln Angs 3.417.000 x 59 Bln
Ready Stock Toyota Tipe Lainnya. Dapatkan Hadiah Langsung + Hadiah Undian Untuk Pembelian dibulan ini. Info Lebih Lengkap Hub : 0852 7515 0363. NB: Terima Tukar Tambah
11 CM Rp. 165.000 12 CM Rp. 180.000
IKLAN KHUSUS 6x1,5 kolom Rp. 120.000
Kamis, 18 Juli 2013
FAX.4561347 Info Iklan Hub. 0821 60 126688
HARGA BELUM TERMASUK PPN 10%
TOYOTA BARU 100 % Ready Stock Avanza, Innova, R u s h , Ya r i s , E t i o s , N a v 1 , Fortuner, Hilux, Untuk Etios Free 1 Th Asuransi & Free Part. Hubungi : 0813 6142 4849 / 0852 7055 3000 AVANZA Dp 38 Jt-an ; Angs 2,3 Jt-an INNOVA Dp 55 Jt-an ; Angs 3,3 Jt-an TOYOTA RUSH Dp 50 Jt-an ; Angs 2,9 Jt-an BARU Hub. SONY 0852 755 11 744
TOYOTA KIJANG LGX DIESEL 2001. Silver Met, Mesin Sehat, Ac Dingin, Pajak Panjang, Harga Nego (BU). 0852 9733 1316 TOYOTA KIJANG COMANNDO Long 6 Speed Th 90. Sgt Mulus Luar Dalam, Lampu Grand Extra, Merah Maroon, Vr, Br, Rtp, Ac Dingin, Harga 49 Jt Nego. Hub : 0813 9789 9711. Bk Asli Medan TOYOTA KIJANG SUPER MODEL COMMANDO 6 Speed Cakram Th 87. Lampu Grand Extra, Vr, Br, Rtp, Ac Dingin, Hrg 38 Jt, Terima BBN Nama Pembeli Langsung, Hub : 0823 6156 7527
LOWONGAN KERJA
PROMO HEMAT TOYOTA
Avanza DP 47 Jt Angs 3,4 Jt x 59 Bln Rush Dp 52 Jt Angs 4 Jt x 59 Bln Innova Dp 65 Jt Angs 4,9 Jt x 59 Bln Etios Dp 40 Jt Angs 2,9 Jt x 59 Bln Terima Tukar Tambah, Proses 2 Hari. Hub : Gusti 0852 7070 5170
TOYOTA BARU 100 %
Ready Stock Avanza Semua Tipe. Innova Diesel, Bensin, Yaris, Rush, Hilux, Nav 1, Fortuner, Khusus Fortuner Bensin Dapatkan Bunga 0 % Selama 3 Thn dan Bonus Lainnya. Hubungi : 0813 6120 1719 / 0813 7644 0200
DIJUAL
1 Unit Mobil Toyota Kijang Super G Thn’95. Warna Biru, Hub : 0813 7717 1715
DIJUAL
TOYOTA KIJANG Kapsul LGX Thn 2000 Solar, Warna Biru, Bk Medan, Lengkap, Ac Dbl, Velag Racing, Pajak 2014 Bulan 5, Cl, Ps, Harga Nego. Hub. 0812 6007 4777
SBMPTN 2013
LOKASI BELAJAR / PELATIHAN QSE : PUSAT : 1. Jl. Iskandar Muda No. 107 Pringgan MEDAN Tel : (061) 451.99222. 2. Jl. Iskandar Muda No. 113 Pringgan MEDAN CABANG : 3. Jl. Budi Kemasyarakatan (Depan SMAN 3) MEDAN 4. Jl. Merdeka No. 14 Pulo Brayan MEDAN Tel : (061) 6640.140 5. Jl. Jamin Ginting No. 68 (Dekat SMAN 1) KABANJAHE Tel : (0628) 21354
PERGURUAN ISLAM AS-SYAFI’IYAH INTERNASIONAL MEMBUTUHKAN GURU BIDANG STUDI : 1. AGAMA ISLAM (Hafiz / Qori - Qori’ah ) 2 . PENJAS ( JUR. Pendidikan kepelatihan Olah Raga ) 3. SENI BUDAYA (JUR. SENI MUSIK) SYARAT : A.LULUSAN S1/A 1V B .MEMILIKI LAPTOP C.MAMPU BERBAHASA INGGRIS MIN PASIF D.DAPAT MENGOPERASIKAN POWER POINT E.MEMILIKI KENDERAAN SENDIRI F.BERPENAMPILAN MENARIK G.DIUTAMAKAN YANG BISA BERMAIN KEYBOARD / ORGAN (KESENIAN) H.LAMARAN DITULIS TANGAN I.PENGALAMAN 2 TAHUN J.USIA MAX 35 TAHUN K.SEHAT JASMANI DAN ROHANI L.PASPHOTO 3 X 4 = 2 LEMBAR . KIRIMKAN LAMARAN LENGKAP KE JL. KARYA WISATA II NO 1 MEDAN JOHOR
KLINIK TERAPY/ ALAT VITAL
MAK EROT YANG TERUJI DAN TERBUKTI
(Untuk reumatik & asam urat)
Izin Dinkes No. 448 Hak Paten No. 00.2004.09965.10041
Dengan H. TEJA SAEFUL Cucu Asli Mak Erot Bersama Ust. M. OTONG
Bila anda ingin perkasa ingat jangan sampai salah masuk, carilah yang benar-benar pewaris ilmu mak Erot sejati, karena keahlian H. Teja Saeful sudah tidak diragukan lagi dalam menangani keluhan seputar alat vital bahkan pengobatan H. Teja Saeful sudah terkenal di seluruh Indoneisa dan kota-kota besar di Indonesia, sudah ribuan pasien tertolong dipengobatan Mak Erot ini yang aman tanpa efek samping, bahkan dimanca negara sekalipun pengobatan Mak Erot SUDAH TIDAK DIRAGUKAN LAGI KEBERHASILANNYA, INGAT untuk kaum pria jangan sampai anda terhina kaum wanita karena kondisi alat vital yang kurang sempurna KHUSUS WANITA: KHUSUS PRIA: - Ingin punya keturunan - Ejakulasi dini - Memperkencang & - Impotensi memperbesar payudara - Memperpanjang “Alvit” - Keras dan tahan lama, dll - Memperbesar “Alvit” DIJAMIN 100% KONSULTASI UMUM: HANYA TEMPAT - Buka aura KAMI KLINIK - Cari jodoh MAK EROT - Pelaris - Mencari orang hilang JL. LAKSANA NO. 55 J MASUK DARI JL. AMALIUN YUKI SIMPANG RAYA MEDAN (PRAKTEK TETAP) HP: 0812 4038 333 - www.terapialatvitalmakerot.com
TOYOTA KIJANG G Thn 95. Power Steering, Wrn Abu - Abu Metalic. Hub : 0812 6032 3982 DIJUAL TOYOTAKIJANG GRAND EXTRA Thn 92, Akhir Warna Coklat Metalik Abu - Abu, Sangat Mulus, Tidak Kecewa, Kondisi Lengkap, Ac Dbl, Power Steering, Tape, Das Boad Sedan, Vr, Jok Kulit, H. Nego. Minat Hp : 0852 7562 7458 Maaf TP
TOYOTA AVANZA 2010
Harga Rp. 137.000. W. Hitam, Type G, Pajak 12 Bulan, Km 50 Ribuan, MT, Terawat. 0853 5959 2866, 061 77912655 TOYOTA RUSH Th 07/08. W. Silver, Jok Kulit 3 Baris, Ac Dobel, Tape, Vr, Br, Sehat, Sgt Mulus, Jrng Pakai. Hrg : 155 Jt/damai. Hub : 0853 6182 2458
TOYOTA KIJANG JANTAN Thn 88. W. Hitam, Bk Medan, Siap pakai. Hp. 0821 6080 2009 TOYOTA RUSH TYPE S Matic Th’10. Wrn Hitam Metalik, Mobil Mulus, 1 tangan dari baru, Rp 156 Jt. Jl. SM Raja No. 200. 0821 6767 7000 / 7851402
BUTUH DANA PINJAMAN DANA RAMADHAN
Spesialis Surat Rumah dan BPKB. Proses 5 Jam Cair, Tanpa Usaha, 3 Juta - 1 Milyar. Jaminan, SHM, SK Camat, HGB. BPKB Mobil, Spd. Mtr, Truk, Mobil kredit. Dan Bantu Pelunasan BPKB. Hub. Family Finance. 0813 7044 6668 - 0813 7044 6633
ANDA BUTUH DANA
Untuk Pelunasan BPKB Mobil, Take Over dan Leasing, Tanpa Bi.Checking. Hub. 0813 7572 5959
DIJUAL
HONDA SCOOPY Tahun 2010 Warna White Gold, Kondisi 99 %, Motor Simpanan, Speedometer 70 Km, Original. Hub. 0813 6692 0777
BURSA
PELUANG BISNIS BAKSO KOTAK
Asli Daging Sapi ( Halal ) Tanpa Pengawet dan Pengenyal.Rp. 85.000,- / 1 Kg, Rp. 20.000,- / 200 Gr. Hub. 0813 6139 7120 ( Medan), 0813 7553 4344 ( Binjai)
MINI & EFEKTIF IKLANKAN PRODUK ANDA
Dpt Diperoleh di Sumatera - Aceh Hub: (061) 7365429 - 7362887
TERCECER TERCECER Telah Tercecer dokumen surat - surat penting atas nama Lia Kusumawati. Kepada yang menemukannya mohon dapat dikembalikan Tidak akan dituntut dan akan diberi hadiah sepantasnya. Dapat Menghubungi : 081 2361 3300
BURSA
KESEHATAN
BAKTERI SEDOT LEMAK
TERCECER
Turun 15 KG - 2 Gratis 1. 0813 3207 7899
TERCECER
ALAT BANTU DENGAR ?
STUK. Bk 1150 GJ. No uji : MDN 59009 A. A/N : PT. Rmc. Alamat : Jl. Letjen Jamin Ginting No. 215 Medan. Merk : Daihatsu Zebra STUK. Bk 9972 BM. No uji : MDN 59384 A. A/N : Peng Expres New Supraco. Alamat : Jl. Cemara No. 59 Medan. Merk : Mitsubishi
TERCECER
STUK. Bk 1367 GA. No uji : MDN 47624 A. A/N :KPUM. Alamat : Jl. Rupat No. 30 - 32 Medan. Merk : Daihatsu TELAH TERCECER Sebuah Dompet Yang Berisi Sebuah STNK Bk. 2558 ADL Atas Nama KARMILA EFENDI. Tercecer disekitar Lap. Merdeka dan Jl. Putri Hijau. Bagi yang menemukan harap Hub : 0812 635 4132. Tidak akan dituntut dan diberi imbalan sepantasnya
TERCECER
STUK. Bk 1628 DG. No uji : MDN 35483 A. A/N :KPUM. Alamat : Jl. Rupat No. 30 - 32 Medan. Merk : Daihatsu
TERCECER TERCECER / HILANG Telah Tercecer dokumen surat tanah a/n WIDODO Jl. Kemuning Gg. Musholla Kel. Tj Rejo Kec Medan Sunggal. Hub. 0812 6477 0211 a/n EDDY NST TERCECER
STUK. Bk 9986 CF. No uji : MDN 42589 B. A/N :Murni. Alamat : Jl. Pelopor No. 117 T. Mulia Hilir Medan. Merk : SUZUKI
ANDA BUTUH HUB.
MELTRA HEARING AID JL. KEDIRI NO. 36 MEDAN TELP. 451.6161
URAT SYAHWAT
1. Impotent L. Syahwat (gula), kurang gairah/ keras, tambah besar & panjang 2-3-5 cm, ejakulasi dini, mani encer, telor turun, mandul, terbukti di tempat, permanen, aman, tanpa efek samping mahar 100 ribu 2.Urat terjepit, otot persendian kaku, mati rasa, angin duduk, mahar 50rb 3. Pagar badan, pelet, penglaris mahal 50rb 4.Pengobatan ghaib (ruqyah), membuang hasad dengki manusia, ilmu2 hitam, dll. 100rb 5. Buka aura, kewibawaan, penunduk, awet muda, murah jodoh/kerja, buang sial, dgn minyak panas, air raksa, samber lilin mahar 200rb 6. Ramuan “ Keperawanan agar rapat, legit, wangi, kesat, keputihan 300rb 7.Patah tulang, terkena guna, santet, narkoba, stress, siplis (raja singa), medis/ non medis, lainnya. 8.Memisahkan WI/PIL 9. Buka pintu ghaib, pandangan ghaib, silat ghaib, komunikasi dengan seluruh ghaib.
BURSA
LOWONGAN
LOWONGAN KERJA
SMK Negeri 9 Medan beralamat di Jl. Binjai Km 7,2/ Jl. Patriot No. 20 A Medan. Membutuhkan 4 (empat) orang Sarjana Komputer dan 1 (satu) orang Sarjana Sejarah. Status belum menikah. Lamaran diantar langsung dan wawancara dilaksanakan Hari Senin, 22 Juli 2013 Mulai pukul 09.00 Wib
BURSA
ALAT MUSIK
PA YONG SIKUMBANG
Jl. Pertahanan / Patumbak Taman Jasmin Mas No. A4 Amplas. Hp : 0812 604 1050 Flexy 061-7769 8634 Izin Kejatisu B-23/DSP 5/001/2008
TERCECER / HILANG
Surat Tanah A/N DARNA PERANGIN - ANGIN. Lokasi Tanah Lingkungan VI Kel. Kwala Bgkala. Kec Medan Johor. Dengan ukuran 15 M x 30 M. Telah Hilang Di Sekitar Jl.JaminGinting M e d a n . B a g i Ya n g Menemukan Hubungi SDR. RAHMAT.S. Hp. 0812 6362 995 . Akan Diberikan Hadiah Sepantasnya BURSA
PENDIDIKAN KURSUS CEPAT MURAH LPK PAULINE
DAFTAR LANGSUNG BELAJAR WAKTU BEBAS Ms Word+Excel Rp 125(2minggu) Design Grafis Rp 500rb(1 bulan) Acad/3DMax Rp 300rb(10hari) Corel Draw/Photoshop Rp 100rb(2 minggu) TOEFL Rp 150rb JL. SEI BATANGHARI 170 Medan Telp 8442158
BURSA
KOMUNIKASI
BURSA
PERABOT TEMPAHAN MURAH - Lemari pakaian 3 pintu Sungkai asli Rp. 1.500.000 tempahan - Kitchen set atas bawah Sungkai asli Rp. 1,5 Jt/mtr Hub Telp. (061) 661.8116 - (061) 661.6802- 7653.2188
SPRING BED DIJUAL MURAH Spring Bed 6 kaki 2 lapis Rp. 1.150.000 Spring Bed 5 kaki 2 lapis Rp. 1.075.000 Spring Bed 4 kaki 2 lapis Rp. 1.000.000 Spring Bed 3 kaki 2 lapis Rp. 900.000 Spring Bed 3 kaki Dorong Rp. 1.000.000 Garansi Per 10 tahun
Hub Telp. (061) 661.8116 - (061) 661.6802 - 7653.2188
Anda Butuh Perabot Jepara Asli?
MALIOBORO PERABOT
Hubungi: Jl. Bilal No. 90 P. Brayan Medan Telephone Toko : 661.6285 Rumah : 661.1540 Fax : 661.6285 (061) Jl. K.L. Yos Sudarso depan SMA Negeri 1 Tebing Tinggi Telp. (0621) 24243
Opini
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
TAJUK RENCANA
Mengapresiasi Sikap DPRD Tebingtinggi
S
ikap tegas diperlihatkan kalangan anggota DPRD Kota Tebingtinggi. Dewan, pada Selasa (16/7) merekomendasikan agar kegiatan ‘Kampung Ramadhan’ yang dilaksanakan Diskouperindag dan Himpunan Pengusaha Indonesia (HIPMI) ditutup. Alasan penutupan, kegiatan ala pasar malam itu melanggar sejumlah peraturan, mengganggu suasana Ramadhan serta mengakibatkan rusaknya usaha mikro dan kecil. Selain itu kegiatan ‘Kampung Ramadhan’ telah melanggar Perda, misalnya Perda No. 6/2011 tentang Retribusi Daerah. Di mana berdasarkan surat Wali Kota Tebingtinggi, segala biaya yang ke luar dalam kegiatan itu ditanggung SKPD. Padahal, kegiatan ‘Kampung Ramadhan’ bermotif ekonomi dan bukan sosial, karena adanya kutipan dana tertentu kepada peserta. Dan tentu saja adanya penyusutan jumlah jamaah masjid dalam kegiatan shalat di malam Ramadhan. Kita tentunya harus mengapresiasi apa yang diputuskan oleh kalangan dewan di kota lemang. Mereka sudah menunjukkan sikap tidak membebek dari keputusan yang sudah diambil pemerintah setempat. Memang kegiatan Kampung Ramadhan diselenggarakan untuk dapat meningkatkan perekonomian rakyat khususnya para pedagang kecil. Namun pada kenyataannya para pedagang kecil malah terpinggirkan. Kegiatan itu jelas menimbulkan kerugian bagi pedagang mikro dan kecil di kota Tebingtinggi.Lalu juga adanya gangguan dalam pelaksanaan Intisari ibadah umat Islam di malam Ramadhan. Sebagaimana disinyalir seorang anggota M Erwin Harahap, SE, yang meneSeharusnya pelaksanaan dewan gaskan kegiatan itu tidak sesuai visi dan kegiatan seperti Rama- misi Wali Kota di urutan pertama, yakni dhan Fair dan Kampung peningkatan iman dan taqwa di masyarakat. “Kegiatan ini kontraproduktif, karena Ramadhan harus benar- masyarakat malah menjauhi masjid,” kata benar menjaga kekhu- dia. Tentu saja ini wajib diapresiasi dan hasukan bulan Ramadhan. rusnya menjadi contoh bagi daerah lainnya yang sudah lama melaksanakan maupun yang baru akan menggelar kegiatan seperti Ramadhan Fair di Kota Medan. Bagaimanapun juga kegiatan semacam itu harus benar-benar bersih yang dari namanya merugikan umat. Jangan sampai kemudian umat yang datang ke arena tersebut malah kemudian mengeluarkan sumpah serapah, mulai dari mahalnya harga makanan yang ditawarkan para pengelola, sulitnya mencari parkir dan kalaupun dapat harus membayar dengan harga yang diluar ketentuan resmi. Padahal untuk parkir sudah dijelaskan untuk digratiskan, dan tentu saja malah banyak pelanggaran-pelanggaran kecil yang mengganggu kenyamanan umat Islam dalam menunaikan ibadah malam. Sebagaimana yang terjadi di Tebingtinggi, keluhan umat Islam di Medan sudah lama digaungkan terkait pelaksanaan Ramadhan Fair.Kita tidak serta merta meminta adanya penutupan, namun sejak awal seharusnya pelaksanaan kegiatan berbau religius di sekitar jalanan di depan Masjid Raya Al Mahsun jangan sampai mengganggu kekhusukan malam-malam Ramadhan. Banyaknya perilaku tidak pantas yang terjadi di kawasan Ramadhan Fair tentunya harus menjadi perhatian serius dari Pemko Medan. Ramadhan Fair harus tetap berjalan namun tata aturan yang sudah dituliskan harusnya benar-benar dilaksanakan sehingga tidak ada lagi umat yang dirugikan dan terugikan.****
Foliopini
Dedi Sahputra dedisahputra@yahoo.com
LP Yang Berpuasa Kebenaran adalah“entitas” yang hidup di dalam hidup itu sendiri. Dia berada di ketinggian struktur nilai-nilai. Siapa saja yang mendekatinya maka dia segera berada pada ketinggian yang sama, sebaliknya siapapun yang menjauhinya, akan berada pada posisi yang lebih rendah. Untuk mendekatinya, kebenaran harus disuarakan. Tapi ada jenis kebenaran yang tak kunjung disuarakan—maka iapun menunjukkan dirinya. Mempertegas eksistensinya. Dia punya bahasanya sendiri yang seringkali sulit dimengerti manusia, dan tidak jarang mengerikan. Kalau konsumsi kendaraan bermotor melebihi kuota, maka ia akan mengabarkan lewat macat tak terurai. Kalau badan jalan ditempeli aspal tanpa ketebalan seharusnya, dia akan muncul lewat lubang menganga jalanan. Kalau hukum pertanahan tak tegak, ia akan tampak sebagai konflik tak terselesaikan. Atau kalau kebiasaan buang sampah ke parit dan sungai jadi tabiat, maka kebenaran itu akan muncul lewat banjir yang melabrak segala sesuatu. Begitulah kebenaran. Kalau segala perangkat yang ada tak juga mampu mendeteksi keberadaannya, atau malah menyembunyikan jati dirinya, dia akan muncul dengan sendirinya. Saat kebenaran memunculkan diri, orang sering menyebutnya sebagai musibah. *** Kemarin, seluruh Indonesia dikejutkan kabar dari Lembaga Pemasyarakatan (LP) Tanjung Gusta. Ramadhan baru saja datang, tapi LP itu membara oleh api yang membakar. Bangunan yang seram itu tambah seram dengan kerusuhan yang berkecamuk. Ratusan penghuninya melarikan diri, lima orang tewas, dua di antaranya petugas LP. Peristiwa yang berlangsung mendadak ini membuat heboh seantero negeri. Mendadak? Tentu tidak! Sebab Tuhan selalu menyiapkan tanda-tanda sebelum sebuah peristiwa terjadi. Maka tidak pernah ada peristiwa yang terjadi sekonyongkonyong tanpa pertanda. Seperti hujan yang akan selalu didahului gumpalan awan dan angin, bahkan kentut sering diawali sakit perut. Di antara pertanda itu, ada jenis yang halus, yang karena kehalusannya seringkali diabaikan. Maka ketika LP Tanjung Gusta membara, ramai-ramai orang baru sadar kalau kapasitasnya overload, semestinya 1000 orang, disesaki 2.500 orang. Isu jual beli remisi dan ruang tahanan pun mencuat. Ada lagi aliran listrik dan air bersih yang alirannya seolah jadi masalah abadi. Rupanya kerusuhan yang terjadi telah
memberi pertanda lewat keramaian yang tak sewajarnya, lewat keluhan para penghuninya tentang listrik dan air, atau lewat intrikintrik dan kecemburun pemberian remisi, dan ruang tahanan. Pertanda-pertanda ini adalah kebenaran yang berbisik halus. Tapi sayangnya, dia tidak selalu sendiri. Karena akan ada pertanda palsu yang mengalihkan perhatianmu. Ini seperti “semut-semut” yang mengaburkan layar TV-mu—yang karenanya fokusmu terpecah, dan diagnosamu jadi keliru. Jadi, setidaknya ada dua hal yang membuatmu tak membaca pertanda itu, pertama, karena memang niat dan kelalaianmu, dan kedua, karena faktor pengalih perhatian itu. Kalau yang pertama muncul dari kecenderunganmu bersubhat dengan kebohongan, maka yang kedua datang dari kemampuan akurasimu membacanya. *** Pada hakikatnya, LP Tanjung Gusta ini telah lama menahan perlakuan yang tak segarislurus dengan kebenaran. Tapi ia tak pernah mengeluh, apalagi langsung ngomel sambil mencakmencak. Tidak. Ia berpuasa dari perilaku seperti itu. Ia hanya membagi beban dengan rajin memberikan tanda-tanda lewat berbagai peristiwa di sekitarnya. Tapi karena tanda itupun diacuhkan, maka saatnya ia mengakhiri puasa dengan membakar dirinya. Dan sejatinya LP Tanjung Gusta hanyalah salah satu bagian saja dari alam raya ini yang berpuasa. Misalnya, engkau bisa tahu penurunan kesehatan jantungmu dengan pertanda nyeri di dada. Atau kesalahan dalam pendidikan kita dengan tawuran pelajar yang makin menjadi, kekeliruan penegakkan hukum dengan korupsi yang tak pernah henti, ketakbecusan ngurus negara hingga kesenjangan dan kemiskinan malah makin tinggi. Karena beratnya kerusakan yang terjadi, semestinya negeri ini sudah harus hancur. Lantas apa yang membuat alam raya berpuasa terhadap perilaku jahil itu? Di antaranya karena doa orang alim di antara kita. Doa yang tidak saja bermohon untuk kebaikan diri dan keluarganya, tetapi juga untuk dirimu dan semua manusia. Doa seperti ini menyangga kehancuran yang semestinya engkau alami. Dengan berdoa, sejatinya mereka tengah meminjam sementara kekuatan Tuhan. Ya, semesta memang tak pernah berhenti memberi pertanda. Abaikan-lah saja semuanya, tak usah diambil pusing. Ini adalah jalan terbaik untuk hancur.(Vol.430, 18/7/2013)
Kolom foliopini dapat juga diakses melalui http://epaper.waspadamedan.com
B7
Psikografi Agama Oleh M.Ridwan Lubis Ketidakberhasilan berbagai kegiatan ritualistik menjadi sebuah kebiasaan baru akan berakibat bahwa ibadat hanya sekedar formalitas dan hal itu sedikit sekali dampaknya bagi pembentukan kepribadian.
S
ulit melukiskan pengalaman kejiwaan yang dibentuk oleh kesadaran beragama. Terkadang bisa terjadi orang yang semula sangat jauh dari agama, karena suatu musibah yang menimpa, maka terjadi perubahan drastis yang membuat dia kembali menekuni ajaran agama. Berdasar rasa cinta kepada Allah, maka seseorang berusaha terus mendekat kepadaNya yang seakan tidak ada batasnya yang dituangkan dalam berbagai aduan dan tangisan. Kasus orang-orang badui yang sangat lugu pada zaman Rasul dan sahabatnya rela meninggalkan keluarganya berbulan-bulan untuk berdakwah dan melebarkan wilayah Islam— hanya karena dorongan rasa cinta kepada Allah dan RasulNya. Tetapi sebaliknya pula, orang yang semula taat beragama, tetapi karena perubahan profesi dan kedudukan akhirnya menjadi orang yang lupa kepada agama. Demikianlah agama membentuk gaya hidup manusia yang kemudian disebut psikografi. Psikografi merupakan suatu konsep terkait gaya hidup. Dikaitkan dengan agama maka tema tulisan ini melakukan analisis sederhana terhadap gaya hidup orang beragama. Sering kali istilah psikografi dan gaya hidup digunakan secara bergantian. Beberapa variabel psikografi mencakup sikap, nilai, aktivitas, minat, opini, dan demografi. Gaya hidup yang lahir dari keberagamaan dapat dilihat dari lima dimensi. Pertama, dimensi idiologis yaitu sebagai doktrin agama yang paling dalam. Setiap agama memiliki kata kunci untuk memahami seluruh sistem yang menjadi bangunan keseluruhan ajaran agama. Apabila dilihat dari sudut kajian Islam maka kata kunci itu letaknya pada kalimat tauhid la ilaha illa Allah yang biasa diterjemahkan tiada Tuhan selain Allah. Penerjemahan tersebut dapat dikembangkan lagi karena Allah satu-satunya yang boleh ditaati maka lafaz jalalah di atas diartikan tidak ada yang boleh ditaati kecuali Allah SWT. Dampak dari doktrin tersebut dilihat dari sudut pertimbangan idiologis maka pernyataan di atas dapat membentuk sikap hidup seorang Muslim yang berusaha sungguh-sungguh mengasah kepekaan batin (mujahadah), intelektual (ijtihad) dan kepedulian sosialnya (jihad). Tiga kepekaan ini apabila dipahami secara lengkap akan melahirkan sikap kemanusiaan yang toleran, santun, damai sepanjang
tidak ada kekuatan yang menghalangi untuk menyembah Tuhannya. Dimensi idiologis membentuk kesadaran bagi seorang yang beragama untuk selalu memperjuangkan tegaknya kebenaran dan keadilan yang tentunya dimulai dari diri sendiri. Proses internalisasi kebenaran dan keadilan terhadap diri sendiri memerlukan perjuangan dan inilah yang disebut dengan berjihad melawan hawa nafsu. Kedua, dimensi ritualistik yaitu perilaku keagamaan yang berkaitan dengan cara beribadah, pengakuan serta penyesalan terhadap dosa yang terlanjur diperbuatnya. Wujud perilaku keberagamaan dari dimensi ritualistik tercermin dari upacara pengulang-ulangan terhadap ibadah. Ibadah shalat yang dilakukan lima kali, ibadah puasa yang dilakukan selama satu bulan penuh, zakat yang ditunaikan sekali dalam setahun dan ibadah haji sekali seumur hidup selalu menunjukkan adanya temuan-temuan baru. Lihat misalnya perilaku keagamaan ketika orang kembali dari melaksanakan ibadah haji. Kolonial Belanda pada masa penjajahan sangat khawatir terhadap perilaku keagamaan orang yang pulang haji karena mereka menggelorakan semangat nasionalisme. Pengalaman para sufi dan ahli ma’rifah, mereka meneteskan air mata sebagai tanda penyesalan atas perilaku buruk yang terlanjur dikerjakannya. Fenomena yang dapat diamati pada berbagai jamaah tarekat, mereka rela mengorbankan waktu, tenaga, biaya untuk menghadiri acara peringatan wafatnya syekh tarekat (haul) tanpa ada undangan baik lisan maupun tulisan untuk menghadiri acara tersebut. Dalam istilah komunikasi, ketertarikan mereka mendatangi tempat-tempat yang dipandang memiliki karamah dapat dikaitkan dengan istilah yang disebut Mc Luhan dengan happening. Dimensi ritualistik hendaknya tidak dipandang sebagai pengulangulangan secara rutin dalam irama kehidupan tetapi hendaknya menjadikannya sebagai kebiasaan yang baru (novum habitus). Ketidakberhasilan berbagai kegiatan ritualistik menjadi sebuah kebiasaan baru akan berakibat bahwa ibadat hanya sekedar formalitas dan hal itu sedikit sekali dampaknya bagi pembentukan kepribadian. Dalam kaitan ibadah puasa, Nabi Muhammad SAW telah memperingatkan berapa banyak orang berpuasa hanya memperoleh balasan lapar dan haus.
Hal itu disebabkan karena wawasan tentang puasa berhenti pada aspek formalitasnya saja sementara perbuatan yang menyimpang dari ketentuan agama masih berlangsung. Pendeknya, ibadah puasa harus menanamkan kesadaran terhadap pembentukan etos kerja sehingga melahirkan dinamika, kreativitas dan inovasi. Ketiga, dimensi eksperensial yaitu perasaan keagamaan yang dialami oleh setiap orang yang dengan konsentrasi penuh mengamalkan ajaran agamanya. Secara teori besar (grand theory) orang yang melaksanakan shalat akan menghasilkan pengalaman yang berbanding lurus dengan pencegahan mereka berbuat keji dan mungkar. Atas dasar itu, maka shalat disebut sebagai tiang agama. Apabila dalam kenyataannya ada perilaku seseorang yang tidak berbanding lurus bahkan sebaliknya yang terjadi bertolakbelakang maka hal itu harus diperiksa seberapa intens seseorang dalam melaksanakan ibadahnya. Karena itu, maka dalam rangka pengamalan ibadah tidak cukup hanya mengejar tingginya frekuensi pelaksanaan yang dilihat secara kuantitatif. Tetapi yang terpenting adalah aspek kualitas dari pengamalan ibadah yang dapat diperoleh dengan berhenti gerak (thama’ninah) yang kemudian menghasilkan khusyu’ menghadap sang Ilahi. Keempat, dimensi intelektual yaitu sejumlah informasi yang harus diketahui oleh orang yang beragama. Karena
tanpa adanya dimensi intelektual maka seorang yang beragama tidak memeroleh informasi baru sebagai pembuka cakrawala terhadap kinerja intelektualitasnya. Dalam Islam misalnya diterangkan rukun Iman, rukun Islam, tata cara ibadah, ‘azimah, rukhsah sehingga seorang yang beragama tidak meraba-raba atau mendugaduga ajaran agama yang dianutnya. Beragama tidak memadai hanya dengan modal semangat tetapi harus diimbangi ilmu agar jalan hidup yang menjadi tuntutan agama menjadi sebuah kepastian. Pengetahuan keagamaan tidak bisa diperoleh hanya dengan spekulasi (intellectual exercise) tetapi seperti kaedah fikih harus memeroleh derajat kepastian (ihtiyath) dari pendapat yang meyakinkan (mu’tamad). Atas dasar itu, maka informasi pengetahuan keagamaan hendaklah melalui alur dari sumber yang baku (syuhud ‘ain al syari’at). Kelima, dimensi konsekuensial yaitu konsekuensi dari pengalaman keagamaan yang kemudian melahirkan sikap yang biasanya disebut konversi agama. Tentulah setiap umat beragama memiliki akibat dari pengalaman masing-masing namun ada yang mudah dirasakan. Tetapi ada juga dapat diketahui setelah menekuni terhadap pengalaman panjang keberagamaan. Penulis adalah Guru Besar UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.
Menggugat Ramadhan Fair Oleh Anang Anas Azhar Kita tidak ingin aroma baik di bulan yang baik ini,tercoreng ulah oknum warga Medan yang tidak menginginkan Ramadhan Fair dekat dengan nuasa Islami.
S
emarak Ramadhan Fair 2013 kembali menggema. Awalnya, sejarah pendirian Ramadhan Fair, diprakarsai mantan Wali Kota Medan H.Abdillah, Ak, MBA. Agar pelaksanaannya sukses dan terkoordinasi secara baik, manajemen pengelolaan Ramadhan Fair langsung ditangani Pemko Medan. Secercah harapan pun muncul, ketika Ramadhan Fair berjalan berkesinambungan tiap tahunnya sebagai sarana syiar dan media silaturrahim sesama Muslim. Prakarsa pendirian Ramadhan Fair itu bernasib baik. Ramadhan Fair mendapat dukungan meluas terutama dari MUI Kota Medan, tokoh lintas agama, tokoh adat, Ormas/OKP dan masyarakat se Kota Medan. Pelaksanaan Ramadhan Fair itu, belakangan tercoreng dengan tingkah laku oknum penjual kuliner bebukaan, penjualan pakaian/ celana dan faktor pengunjung yang semakin hari bertambah banyak— apalagi sifatnya terbuka untuk umum. Faktor inilah yang memberi ruang kepada umat Islam atau non-Islam datang ke Ramadhan Fair, karena daya tarik bisnis, nyanyian dan penjualan pakaian/celana. Pertanyaan kita sekarang, kenapa Ramadhan Fair bergeser dari tujuan semula? Awalnya Ramadhan Fair menjadi tempat berkumpulnya umat Islam, terutama mereka-mereka yang musafir dan tidak sempat pulang ke rumah untuk berbuka puasa. Tapi belakangan, suasana ini berupa menjadi pasar malam yang semakin tidak terkendali. Ramai dan semarak Ramadhan Fair menjadi kesan yang muncul dari lokasi tersebut. Di tengah keramaian itu, banyak pihak yang mengritik pelaksanaannya, karena dinilai sudah jauh dari nuansa Islam. Bahkan sebagian umat Islam, menyoal ajang ini karena hilangnya nilainilai religi dan pesan dakwah sebagaimana mestinya. Ketika ajang ini digelar, puluhan ribu warga Medan sekitarnya menyemarakkan lokasi yang bersebelahan dengan Masjid Raya Al Mashun Medan itu. Keluhan umat Islam pada umumnya sama, yakni memro-
tes perubahan fungsi Ramadhan Fair yang menjadi ajang bisnis dan jauh dari nilai-nilai keislaman. Bahkan realita di lapangan memperlihatkan bahwa Ramadhan Fair melenceng menjadi lokasi pacaran dan tempat kumpul untuk ajang bisnis. Pelaksanaan ajang tahunan ini juga, semua orang tahu telah menyedot anggaran miliaran rupiah, yang mengeruk sebagian APBD kota Medan. Tidak ada yang membantah jika pelaksanaan Ramadhan Fair jauh dari harapan. Betapa tidak, pembagian stan beberapa tahun lalu saja muncul kericuhan. Begitu juga nuansa Islami yang digaungkan Pemko Medan pun tidak kelihatan. Di sisi kiri dan kanan, sejumlah perempuan berpakaian ketat dengan kerudung melilit pinggang menawarkan makanan. Pemandangan ini kerap kita lihat di Ramadhan Fair. Hampir dapat dipastikan, Ramadhan Fair tahun-tahun berikutnya juga bernasib sama. Menggugat Jika kita melihat suasana malam di lokasi Ramadhan Fair, jauh berbeda dengan saat jam berbuka puasa. Jika berbuka, semua pramusaji masih terlihat sopan meletakkan kerudungnya atau mengenakan jilbabnya di kepala dan menutupi rambut. Menjelang tengah malam, pemandangan berubah. Lokasinya persis seperti pasar malam, yang sulit untuk dikendali. Ketika tengah malam, malah perempuan berbaju ketat. Setelah bagian bawah pun tak kalah ketatnya dengan celana jean’s sepanjang betis. Belum lagi cara mereka menawarkan makanannya. Makin malam, makin liar. Suasananya jauh dari tujuan awal pendirian Ramadhan Fair. Beberapa kritik sudah dilakukan oleh masyarakat, bahkan DPRD Medan sekalipun. Singkat, masyarakat menilai tujuan dan misi Ramadhan Fair sudah memudar, dan terkesan jauh dari norma-norma agama. Sudah 12 tahun pelaksanaan Ramadhan Fair digelar, namun mengesankan tidak layak dikunjungi sebagai wisata kuliner. Bahkan, MUI kota Me-
dan, setiap tahunnya sudah melayangkankritikmelalui media(suratkabar).MUI Kota Medan menyebut, sudah pantas Pemko Medan melakukan evaluasi dalam pelaksaaannya. Ramadhan Fair harus memberi inspirasi kepada umat, agar tercerahkan. Programnya juga harus menyajikanseluruhnuasaIslamtermasuk membaca Alquran. Fenomena di atas, merupakan kondisi yang seharusnya tidak terjadi. Ramadhan Fair dirusak oknum yang tidak bertanggungjawab. Nilai dakwah yang seharusnya ditingkatkan, malah tidak tampak sama sekali. Kegiatan dakwah hanya ada di dalam arena Masjid Raya Al Mashun dan panggung Ramadhan Fair yang terletak di kolam Taman Sri Deli. Hal lain yang sering disoal, yaitu keberadaan pedagang kaki lima (PKL) yang memadati jalanan. Pemko semestinya tanggap menertibkan kegiatan bisnis berjualan di luar areal. Harus ada formulasi baru dari pengelolaan Ramadhan Fair. Harus ada perbaikan perbaikan dengan menciptakan formulasi tegas dan baik untuk pelaksanaannya. Penjual yang menjajakan makanan/minuman memang sudah diatur dalam lokasi Ramadhan Fair. Tetapi,bisnisberjualan baju/celanaterlihat sangat genyatangan, dan ini sangat mengganggu mata kita. Oleh karenanya, Pemko Medan sudah seharusnya menertibkan para pedagang tersebut, agar tertata dan tidak semrawut. Jika formulasi baru dilakukan Pemko Medan, bukan tidak mungkin, Ramadhan Fair menjadi ikon Kota Medan setiap datangnya bulan Ramadhan. Daerah-daerah lain juga akan datang meninjau pelaksanaan Ramadhan Fair. Terlepas dari semua itu, Ramadhan Fair tahun 2013 sudah dibuka. Sejumlah persoalan yang menyertai pelaksanaannya sepatutnya menjadi catatan khusus pemangku kepentingan di kota ini, untuk menjadikannya lebih baik. Kita tidak ingin aroma baik di bulan yang baik ini, tercoreng ulah oknum warga Medan yang tidak menginginkan Ramadhan Fair dekat dengan nuasa Islami. Penutup Akhirnya, Ramadhan Fair yang digelar pelaksanaannya oleh Pemko sejatinya dilakukan dengan penuh khidmad. Masyarakat tidak ingin agenda pelaksanaannya berjalan buruk, apalagi diwarnai perilaku yang tidak se-
suai nilai-nilai Islam. Pemko Medan, semestinya memberikan ruang tersendiri untuk melakukan penertiban jika dibutuhkan. Pemko Medan juga, harus mencari dukungan lebih luas kepada eleman masyarakat lainnya, agar sama-sama membantu kesuksesan pelaksanaan Ramadhan Fair tidak tercoreng. Perlu kita ingat, bahwa penyakit sosial masyarakat yang ada sekarang, harus dihadapi dengan garang. Mereka yang melakukan aksi penyakit masyarakat tersebut harus menghargai saudarasaudaranya yang sedang beribadah. Penulis Adalah Dosen Fisipol UMSU Dan Ketua Pimpinan Pusat Pemuda Muhammadiyah.
Pengumuman Redaksi menerima kiriman karya tulis berupa artikel/opini, surat pembaca. Kirim ke alamat redaksi dengan tujuan ‘Redaktur Opini Waspada’ dengan disertai CD atau melalui email: opiniwaspada@yahoo. com. Panjang artikel 5.000-10.000 karakter dengan dilengkapi biodata penulis dan kartu pengenal (KTP). Naskah yang dikirim adalah karya orisinil, belum/tidak diterbitkan di Media manapun.Tulisan menjadi milik Waspada dan isi tulisan menjadi tanggungjawab penulis.
SUDUT BATUAH * Kakanwil Kemenkumham Sumut minta PLN sadar - Biar tak selalu anggap enteng * DPRD Medan nilai PLN tidak punya komitmen - Kecuali lampu padam * Kesadaran masyarakat tertib lalulintas rendah - Upaya penanganan lalu lintas juga rendah
oel
D Wak
Sumatera Utara
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
Kota
Zhuhur ‘Ashar
Medan B. Aceh Binjai Bireuen B. Pidie G. Sitoli K. Jahe Kisaran Kutacane Langsa
12:33 12:46 12:34 12:41 12:40 12:37 12:34 12:29 12:36 12:36
15:58 16:11 15:59 16:06 16:06 16:02 15:59 15:55 16:01 16:01
Magrib 18:43 18:59 18:44 18:53 18:52 18:44 18:43 18:38 18:46 18:47
‘Isya
Imsak
Shubuh Syuruq
Kota
19:57 20:13 19:57 20:07 20:06 19:57 19:56 19:52 20:00 20:01
04:51 05:01 04:52 04:56 04:56 04:59 04:53 04:48 04:54 04:52
05:01 05:11 05:02 05:06 05:06 05:09 05:02 04:58 05:04 05:02
L.Seumawe 12:39 L. Pakam 12:32 Sei Rampah12:31 Meulaboh 12:43 P.Sidimpuan12:31 P. Siantar 12:32 Balige 12:32 R. Prapat 12:28 Sabang 12:46 Pandan 12:33
06:21 06:32 06:22 06:27 06:27 06:29 06:23 06:19 06:25 06:23
Zhuhur ‘Ashar 16:04 15:57 15:57 16:08 15:56 15:57 15:57 15:53 16:11 15:58
C1
Magrib
‘Isya
Imsak
Shubuh Syuruq
Kota
Zhuhur ‘Ashar
Magrib
‘Isya
Imsak
Shubuh Syuruq
Kota
Zhuhur
‘Ashar
Magrib
‘Isya
Imsak
Shubuh Syuruq
18:52 18:42 18:42 18:54 18:37 18:40 18:39 18:36 19:00 18:40
20:06 19:56 19:55 20:08 19:51 19:54 19:53 19:49 20:14 19:53
04:53 04:50 04:48 04:59 04:52 04:50 04:51 04:48 04:59 04:53
05:04 05:00 04:59 05:10 05:02 05:00 05:01 04:58 05:09 04:03
Sibolga Sidikalang Sigli Singkil Stabat Takengon T.Balai Tapaktuan Tarutung T.Tinggi
12:33 12:34 12:44 12:37 12:34 12:40 12:28 12:39 12:32 12:31
18:40 18:43 18:57 18:45 18:44 18:52 18:37 18:48 18:39 18:41
19:53 19:56 20:11 19:58 19:57 20:06 19:51 20:02 19:53 19:54
04:53 04:53 04:58 04:56 04:51 04:56 04:47 04:57 04:52 04:49
05:03 05:03 05:08 05:06 05:01 05:06 04:57 05:07 05:02 04:59
Panyabungan Teluk Dalam Salak Limapuluh Parapat GunungTua Sibuhuan Lhoksukon D.Sanggul Kotapinang AekKanopan
12:29 12:36 12:34 12:30 12:32 12:29 12:29 12:39 12:33 12:27 12:29
15:54 16:01 16:59 15:55 15:57 15:54 15:54 16:04 15:58 15:52 15:54
18:35 18:42 18:42 18:39 18:40 18:36 18:35 18:51 18:41 18:35 18:37
19:48 19:55 19:56 19:53 19:54 19:49 19:48 20:05 19:54 19:48 19:51
04:52 04:00 04:54 04:49 04:52 04:51 04:51 04:54 04:53 04:48 04:49
05:02 05:10 05:04 04:59 05:02 05:01 05:01 05:04 05:03 04:58 04:59
06:25 06:21 06:19 06:31 06:22 06:21 06:22 06:19 06:31 06:24
15:58 15:59 16:09 16:02 15:59 16:06 15:54 16:04 15:57 15:56
Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut
06:24 06:24 06:29 06:27 06:24 06:27 06:18 06:27 06:23 06:20
06:22 06:29 06:24 06:19 06:22 06:21 06:21 06:25 06:23 06:18 06:19
Perambahan TNGL Makin Marak Dua Hektar Dibandrol Rp3 Juta LANGKAT (Waspada): Kondisi kawasan hutan hujan tropis dataran rendah Taman Nasional Gunung Leuser (TNGL) di Langkat terancam akibat meluasnya aksi perambahan. Pembukaan lahan tidak hanya di Resort Sekoci dan Resort Sei Lepan, tapi meluas hingga ke Resort Sebetung. Aksi perambahan yang berlangsung secara massal dan tak terkendali yang terjadi dalam dua tahun terakhir ditengarai karena adanya peranan dan pengaruh seorang aktor intlektual. Oknum
ini berlindung di balik lembaga adat sebagai modus untuk mendapat keuntungan. Informasi diperoleh Waspada, oknum makelar tanah ini memperluas jaringan untuk
mencari masyarakat yang berminat. Awalnya, harga perpancang tanah seluas 2 ha dibandrol hanya Rp100 ribu, tapi karena peminat cenderung meningkat, maka nominal harga tanah perancang naik menjadi Rp3 juta. Murahnya tawaran harga lahan merangsang minat masyarakat untuk menggarap di kawasan TNGL. Makelar tanah tak hanya merekrut warga lokal sebagai anggota kelompok, tapi ratusanmasyarakatdariluardaerah turut masuk bercocok tanam di kawasan hutan yang menjadi ‘warisan dunia’ itu. Sementara petugas TNGL
sendiri tak dapat berbuat banyak menghadapi problem perambahan yang berlangsung secara masif dan terorganisir. Beberapa kalangan pencinta lingkungan mempertanyakan komitmen BB TNGL dalam mengimplementasikan UU No. 41 Tahun 1999 tentang Kehutanan. T. Hasibuan, aktivis lingkungan mengatakan, ada kesan proses pembiaran sehingga aksi perambahan terus berlangsung, bahkan kuantitasnya meningkat. “Tidak ada pilihan lain. Untuk menyelamatkan TNGL dari kepunahan hukum harus ditegakan,” tegasnya.
Kepala Seksi Pemolaan Taman Nasional (SPTN)Wilayah VITNGL,TRTarigan ketika dikonfirmasi, Rabu (17/7), terkait langkah apa yang sudah dilakukan untuk mengatasi maraknya aksi perambahan, seperti enggan memberi keterangan. Sementara secara terpisah, Humas Balai Besar TNGL meliputi wilayah Aceh-Sumut, Rahmad Saleh Simbolon ketika dikonfirmasi pada hari yang sama mengatakan, pihak TNGL sedang berupaya mengidentifikasi aktor intelektual yang mendorong terjadinya aksi perambahan.(a02)
Bupati Langkat H. Ngogesa:
Raih Berkah Ramadhan Dengan Peningkatan Amal Ibadah STABAT (Waspada): Kehadiran bulan suci Ramadhan jangan dianggap rutinitas semata tetapihendaklahdiraihberkahnya denganpeningkatanamalibadah yangdilaksanakandenganpenuh keikhlasan. “Dengan bekal keikhlasan hati, amanah yang diemban terlaksana dengan baik,” kata Bupati Langkat H. Ngogesa Sitepu, SH pada bukan puasa bersama dan pelepasan Tim Safari Ramadhan Pemkab Langkat di Serambi Jenteramalay rumah dinas bupati di Stabat, Selasa (16/7) malam. Bupati H. Ngogesa mengemukakan harapannya agar tim yang turun ke desa mampu menjalin silaturrahmi bersama masyarakatdanmenerimamasukan dansaranterhadappermasalahan yang muncul di lapangan. Pelepasan Tim Ramadhan diawali buka puasa bersama dan Sholat Tarawih berjamaah dengan tausyiah Ustadz Syahrinal Azhar. Hadir Tuan Guru Babussalam Syekh Haji Hasyim Al Syar-
wani, Ketua DPRD Langkat H. Rudi Hartono Bangun, unsur Muspida, Ketua MUI H. Ahmad Machfudz , Ketua TP PKK Hj. NuraidaNgogesa,tokohmasyarakat, alim ulama dan lainnya. Tim Safari Ramadhan mengunjungi 46 masjid selama dua hari, 18 – 19 Juli 2013, di antaranya MasjidAlHijrahDesaMekarsawit (Sawitsebrang), Masjid Al Hasan Ujungtran Hilir (Salapian), Masjid Islahiyah Desa Lalang (Tanjungpura), Masjid Nurul Hidayah Tamaran (Hinai), Masjid Nurul Hilal Alur Hitam Securai Selatan (Babalan), Masjid Nurul Hasanah SeiTualang(BrandanBarat),Masjid Nurul Huda Pematangcengal (Tanjungpura), Masjid Asy SholihinSeiLiturTasik(Sawitsebrang), Masjid NurulImanNamotongan (Kutambaru), Masjid Nurul Iman Tanjungputus (Padangtualang), Masjid Nurul Fattah Desa Sematar (Bahorok), Masjid Nurul Huda Kebunlada (Hinai), Masjid Jamik (Sirapit), Masjid Jamik Al Maun Desa Mangga (Stabat), Masjid Al
Pengaspalan Jalan Sutomo Hilangkan Proyek Dishub TEBINGTINGGI (Waspada): Proyek pengaspalan Jalan Sutomo depan kantorWali Kota Tebingtinggi, menghilangkan proyek Dinas Perhubungan tahun sebelumnya. Akibatnya, kerugian diperkirakan mencapa ratusan juta rupiah. Pantauan, Selasa (16/7), proyek pengaspalan senilai Rp2,450 miliar itu dilakukan dari Simpang Stasiun Kereta Api hingga batas lapangan Merdeka. Diperkirakan pengaspalan mencapai 200 meter dengan lebar 10 meter. Informasi menyebutkan proyek itu dibiayai dana bantuan daerah bawahan (BDB) Pemprovsu 2013. Anggota DPRD Edi Syahputra mengatakan, dewan telah membahas soal adanya proyek dadakan pengaspalan Jalan Sutomo. Dari keterangan yang diperoleh DPRD, kata Edi Syahputra, dana itu berasal dari BDB Pemprovsu. Namun pekerjaan itu dilaksanakan rekanan lebih dulu, tanpa ada dananya. Rekanan, ujar dia, dari Medan. Pengaspalan menututup areal ‘zona selamat sekolah’ beserta garis cross penyeberangan di depan SMPN 1 dan SDN 163080 yang dibuat Dishub kota Tebingtinggi TA 2012. Dana pembangunan zona dan cross itu diduga menghabiskan dana Rp200 juta lebih. Kadis Perhubungan Syafrin Harahap, SH saat dihubungi, mengakui rusaknya proyek Dishub TA 2013 berupa ‘zona selamat sekolah’dancrossperlintasananaksekolah.“Rekananharusmengganti kerusakan proyek dengan bentuk yang sama,” tegas Syafrin, usai menghadiri rapat dengan DPRD.(a09)
Waspada / Ibnu Kasir
BUPATI Langkat H. Ngogesa Sitepu, SH menyerahkan bingkisan secara simbolis kepada alim ulama dalam acara berbuka puasa bersama dan pelepasan Tim Safari Ramadhan 1434 H di Serambi Jenteramalay rumah dinas bupati di Stabat. Muttaqin Sei Dendang (Stabat), Masjid Nurul Hasanah Lubuk Kertang (Brandan Barat), Masjid Al Mukmin Sumurbor Tanjungselamat (Padangtualang), Masjid Al Hidayah Desa Lau Tepu (Salapian),MasjidNurulHudaTanjung Keriahan (Sirapit), Masjid Al Fatah Bukitmas (Besitang), Masjid AsySyakirin Timbang Jaya (Bahorok), Masjid Al Ikhlas Desa Namoteras (Kutambaru) dan Masjid Nurul Iman Brandan Barat. Harikedua,timmengunjungi MasjidKurniaIlahiDesaAluCempedak (Pangkalansusu), Mas-
jid Ar Rhida Stabat Lama Barat (Wampu), Masjid Nurul Hidayah Kwala Gebang (Gebang), Masjid Jamik Desa Mancang (Selesai), Masjid Raudatul Jannah Desa Sukadamai (Kuala). Masjid Al Muttaqin Namosialang (Batangserangan), Masjid Al Abrar Lau Mulgap (Selesai), Masjid Al Fallah Kwala Mencirim (Sei Bingei), Masjid Al Ikhlas Kwala Musam (Batangserangan), Masjid Nurul Islam Kwala Gebang (Gebang), Masjid Baiturrahman Desa Lama Baru (Sei.Lepan), Masjid Nurul Huda Sei Meran (Pangkalansu-
su), Masjid Hayya Alash Shalah Kotalama (Secanggang), Masjid AzrikullahSerangjaya(Pematangjaya), Masjid An Nur Desa Bela Rakyat (Kuala), Masjid Taqwa Tanjung Jati (Binjai), Masjid Al Hidayah Purwobinangun (Sei Bingei), Masjid NurTaqwa Jaringhalus(Secanggang),MasjidTelaga ImanDesaTelagaSaid(SeiLepan), MasjidTaqwa Sambirejo (Binjai), Masjid Al Israhiyah Dondong Barat (Wampu), Masjid Nurul Huda Sukajaya (Besitang) dan Masjid Nurul Iman Salahaji Kecamatan Pematang Jaya.(a01)
Kecamatan Babalan Buat Gapura Di Gang Pasir P. BRANDAN (Waspada):Tugu perbatasan wilayah Kec. Babalan Langkat yang juga disebut Gapura sudah rampung dikerjakan di lokasi Gg. Pasir Desa Securai Selatan Kec. Babalan Langkat. Selain itu dalam bulan suci Ramadhan ini di setiap persimpangan jalan seperti Jl. Besitang/Wahidin (Sp-Tangsi) dan persimpangan empat Jl. Stasiun/Jl. Masjid telah terpasang lampu hias warna warni. Camat Babalan Faizal Rizal Matondang, S.sos, M.AP didampingi Kasie Pemerintahan Efrizal, SmHk kepada Waspada menjelaskan, Senin (15/7) di kantornya, lampu hias dan pembangunan Gapura di jalan lintas Aceh - Medan itu berbiaya dari dana anggaran Kec. Babalan. Dia berharap kepada warganya untuk saling menjaga dan merawat pembangunan yang berasal dari uang negara ini. “Kota kita indah, bersih dan religius.”(c01)
Panen Perdana Padi Yuan Longping Petani Sergai Capai Produksi 8 – 10 Ton PERBAUNGAN (Waspada): Kabupaten Serdang Bedagai (Sergai) berhasil mengembangkan benih padi hibrida Optima hasil proyek pertanian teknologiYuan Longping HighTech untuk pertama kalinya di wilayah Provinsi Sumatera Utara, di lahan areal persawahan kelompok tani Karya Bhakti Desa Lubuk Rotan. Kesuksesan panen perdana atas uji coba padi varietas benih optima ini dilakukan di areal seluas 1 hektar sawah dengan hasil kapasitas produksi mencapai 8 – 10 ton gabah kering. Penanaman padi hibrida Yuan Longping optima kerjasama Pemkab Sergai dengan PT. Longping High – Tech Indonesia dalam bidang pertanian telah melakukan uji coba varietas padi ini. Sebelumnya telah dilakukan di 6 demplot di 4 kecamatan yakni Kec. Perbaungan, Pantai Cermin, Sei Rampah dan Sei Bamban dengan luas lahan masing-masing 1 ha. Para petani diberi benih padi Optima secara cuma-cuma. Hadir pada acara panen raya perdana padi hibrida Optima yakniWagubsu Ir. HT. ErryNuradi, M.Si, Bupati Sergai Ir. H. Soekirman, Konjen RRT untuk Kota Medan MadameYang Lingzhu, Kadis Pertanian Provsu Ir. M. Roem, General Manager PT. Longping High – Tech Indonesia Mr. Li Haotong, Ketua PT Growth Sumatera Industry Fadjar Suhendra, anggota DPRD Sergai Budi Sumalim, SE, Ketua REI Sumut Tommy Wistan para Kepala SKPD, Camat Perbaungan Drs. Akmal Koto, M.Si, Ketua dan anggota Gapoktan Karya Bhakti Desa Lubuk Rotan. Acara ini
diselenggarakan di Desa Lubuk Rotan Kec. Perbaungan, Selasa (16/7). Wagubsu Ir HT. Erry Nuradi, M.Si mengatakan apresiasi atas usaha Pemkab Sergai bersama PT. Longping High –Tech Indonesia, dengan kesuksesan atas panen raya perdana ini dapat diterapkan di seluruh wilayah Sumut, sehingga Provinsi Sumut memiliki daya saing menjadi penghasil lumbung beras nasional terbesar terutama dengan keunggulan potensi sumber daya alam bidang pertanian, jelas Wagubsu. Untuk ituWagubsu mengharapkan petani di Sergai khususnya petani yang membudidayakan padi untuk terus mengoptimalkan lahan pertanian padinya, jangan cepat-cepat mengganti areal lahan sawahnya menjadi tanaman budidaya lainnya. Sementara Bupati Sergai Ir. H. Soekirman mengatakan,kehadiranpadihibridaYuanLongping varietasOptimamenjadisalahsatualternatifpilihan dari berbagai varietas benih padi yang sudah ada. Ada beberapa keunggulan varietas padi hibrida Optima ini dapat ditanam pada areal sawah yang tidak terlalu luas, hasil produksi yang cukup tinggi dengan umur panen yang relatif singkat siap panen sekitar umur 115 hari dari masa tanam. Pada hari yang sama, Bupati H. Soekirman juga menghadiri panen raya jenis padi pada acara Panen Raya Gapoktan Sri Karya Desa Pematang Setrak Kec. Teluk Mengkudu dengan jenis Padi Chihera dan metode tanam System of Rice Intensification (SRI).(a08)
Mobil PLN Terjun Ke Parit, 1 Tewas 6 Luka DOLOKMASIHUL (Waspada): MobilToyota Kijang pick-up BK 8263 CI bertuliskan Dinas Pelayanan Gangguan PT. PLN Wilayah Sumut yang membawa tujuh penumpang berikut sopir, terjun ke parit di jalan umum Kec. Dolok Masihul Kab. Serdang Bedagai menuju Kec. Silau Dunia Kab. Simalungun, tepatnya di perbatasan Desa Pertambatan dan Desa Kerapuh, Kec. Dolok Masihul, Kab. Sergai, Senin (15/7) sekira pukul 18:30. Akibatnya satu penumpang tewas di lokasi kejadian dan enam lainnya luka-luka, satu di antaranya luka berat. Seluruh korban sempat dirawat di klinik Sini Suka Desa Pertambatan, kemudian dirujuk ke RSU Bhayangkara Kota Tebing Tinggi. Korban tewas Amat Safaruddin Ritonga,59, warga Dusun I, Desa Martebing, Kec. Dolok Masihul yang sempat terpental ke luar mobil. Informasi diperoleh Waspada, Selasa (16/7), mobil pick up PLN Ranting Dolok Masihul
dengan tujuh pekerja termasuk sopir melaju menuju Dolok Masihul sekembali dari melaksanakantugasdiKec.NegeriDolok,Kab.Simalungun. Setiba di lokasi mobil dikemudikan Frans Sahat Manalu berusaha mendahului sepedamotor. Karena tak mau menepi, sopir mengambil jalur terlalu ke kanan. Di saat bersamaan ke dua roda samping kanan mobil turun ke beram jalan sehingga mobil oleng dan terbalik hingga akhirnya terjun ke parit sedalam satu meter. Kepala PLN Ranting Dolok Masihul, S. Marpaung ketika dihubungi Waspada mengatakan ke lima korban merupakan pekerja panggilan pemeliharaan jaringan (penunasan), sedangkan dua pekerja lainnya karyawan PT. Sentra dan PT. Raymon yang merupakan perusahaan rekanan PLN Ranting Dolok Masihul. Kasat Lantas Polres Sergai AKP Hasan Basri melalui Kapos Lantas Dolok Masihul, Aiptu. HST Purba membenarkan peristiwa itu dengan korban satu tewas enam luka.(c03)
Pembobol Rumah Kritis Dihajar Warga SEIRAMPAH (Waspada): Tersangka pembobol rumah, MJ, 33, warga Dusun IV, Desa Sina Kasih, Kec. Sei Rampah, Kab. Serdang Bedagai kritis dihajar warga di Dusun I, Sinayan Desa Simpang Empat saat berusaha kabur usai menjalankan aksinya, Selasa (16/7) sekira pukul 20:00. Informasi dihimpun Waspada sebelumnya, duatersangkamengendaraisepedamotorYamaha ForceOneBK2893DZmembobolrumahIrnawan Harahap, 29, di Dusun IX Rambung Besar, Desa Simpang Empat, Kec.Sei Rampah, pukul 18:30. Saat itu korban dan istrinya Cici, 26, sedang pergimencarimakananuntukbukapuasadiDesa Firdaus.Keduapelakuberhasilmasuksetelahmemecahkacajendeladankeluardaripintubelakang. Aksi diketahui setelah korban dan istrinya pulang.
PNPM Tanah Seribu Pugar Mata Air BINJAI (Waspada): Mata air tua yang ada sejak zaman Belanda di Lk III, Kel.Tanah Seribu, Kec. Binjai Selatan, masih aktif mengalirkan air bersih dan jernih. Air kebutuhan hidup nomor satu bagi manusia, sehingga jangan sia-siakan. Sumber Daya Alam (SDA) mata air dilirik PNPM Kel. Tanah Seribu, agar dimanfaatkan untuk kepentingan masyarakat. Petugas PNPM melalui LKM Subur dipimpin ibu Sudarti dan KSM Nenas dipimpin Sumarno, melakukan pemugaran dan perbaikan jalan ke lokasi mata air dengan biaya PNPM dan swadaya masyarakat Rp16.596.000. Menurut Sudarti, Rabu (17/7), mata air yang ada sejak puluhan tahun lalu, setelah dipugar kini dimanfaatkan warga untuk keperluan rumah tangga. Beberapa warga malah sudah memasang pipa saluran dari bak mata air ke rumah masing-masing. “Sudah ada enam warga mempergunakan saluran langsung sedangkan masyarakat lain memanfaatkan air untuk mencuci,” ujarnya. Sebagai petugas PNPM, Sudartiberkeinginan,airyangtakpernahkeringwalaumusimkemarau itu dapat lebih dimanfaatkan. “Apalagi kualitas air dari mata air itu sungguh jernih,” jelasnya. PNPM, KSM Nenas akan melakukan uji laboratarium tentang kualitas air. Jika memungkinkan, masyarakat mengolah air itu untuk dikemas menjadi air mineral, yang bisa menguntungkan masyarakat di Kel. Tanah Seribu, Kec. Binjai Selatan, atau juga masyarakat kota Binjai.(a04)
Waspada/Surya Effendi
WAGUBSU Ir HT Erry Nuradi, M,Si didampingi Bupati Sergai Ir. H. Soekirman, Konjen RRT untuk Kota Medan Madame Yang Lingzhu, Kadis Pertanian Provsu Ir. M. Roem, General Manager PT. Longping High – Tech Indonesia Mr. Li Haotong, Ketua PT Growth Sumatera Industry Fadjar Suhendra, anggota DPRD Sergai Budi Sumalim, SE, Ketua REI Sumut Tommy Wistan melakukan panen raya perdana padi milik kelompok tani Karya Bhakti di Desa Lubuk Rotan Kec. Perbaungan.
Waspada/HM Husni Siregar
BUPATI Drs H. Amri Tambunan didampingi Ketua TP PKK Ny. Hj. Anita Amri Tambunan,Wabup H. Zainuddin Mars bersama Muspida dan Sekdakab Drs H. Asrin Naim menyerahkan tali asih kepada anak yatim piatu usai buka puasa bersama di rumah dinas bupati.
Bupati – Muspida Deliserdang Buka Puasa Bersama Anak Yatim Dan Bilal Mayit LUBUKPAKAM (Waspada): Bupati Deliserdang Drs H. Amri Tambunan, Wabup H. Zainuddin Mars dan Muspida masingmasing bersama keluarga menggelarbukapuasabersamadengan seratusan anak yatim Panti Asuhan Umar Bin Khattab Muhammadiyah Lubukpakam, Panti Asuhan Alwasliyah, Panti Asuhan Babul Yatam Lubukpakam dan Bilal Mayit se Kab. Deliserdang, di rumah dinas Bupati, Selasa (16/7). Buka puasa bersama diawali tausiyah Ustadz H. Ali Azmi Nasution, LC, MA dilanjutkan shalat maghrib berjamaah dan santap malam serta penyerahan bingkisan dan tali asih. Ustadz H. Ali Azmi Nasution dalam tausiyahnya menguraikan
hikmah dari bulan suci Ramadhan yang penuh rahmat dan pengampunan di antaranya mengajak seluruh umat muslin tidak memutuskan silaturahmi antar sesama aqidah agar amalan di bulan Ramadhan mendapat maqbul dari Allah SWT. Mari saling memaafkan karena sesungguhnya lebih mulia orang yang maumemaafkankesalahanorang lain ketimbang memberi maaf atas kesalahannya. H. Ali Azmi menjelaskan ciriciri orang yang bertaqwa menurut Alquran termasuklah orangorang yang mampu berinfaq di jalan Allah dan orang yang mampu menahan serta membungkam amarahnya. Usai santap malam bersama dilanjutkan penyerahan bingki-
san dan tali asih serta shalat tarawih berjamaah dengan imam H. AbdulMalikDalimunthe,SH,MM yang juga Kadis Sosial Pemkab Deliserdang. Acara berlangsung akrab dan penuh kekeluargaan. Hadir Dandim 0204/DS LetkolArhSyaefulMuktiGinanjar, Kapolres AKBP Dicky Patrianegara, Kajari Lubukpakam H. Khairil Aswan,SH,SekdakabDrsH.Asrin Naim, MM, Ketua Pengadilan Negeri Lubukpakam Pontas Efendi, SH, sejumlah pimpinan SKPD, Camat Lubukpakam Rahmat Sejati, S.Sos, Ketua TP PKK Ny. Hj. Anita Amri Tambunan, Ketua GOPTKI Ny. Hj. Asdiana Zainuddin, Wakil Ketua PKK Ny. Hj. Titik Asrin Naim, Ketua KCK/Bhayangkara dan lainnya.(a06)
Uang kontan Rp5 juta, tiga cincin emas, sepasang anting-anting emas dan kamera digital raib. Kecurigaan timbul di mana sebelum sampai rumahkorbanberselisihdenganpelakuyangdikenal. Korban pun berusaha mengejar dan memberitahu ciri-ciripelakudanjenissepedamotorkewargalainnya. Akhirnya kedua pelaku berhasil dihadang di Dusun ISinayanDesaSimpangEmpatdanlangsungdihajar. Namun salah seorang berhasil kabur. Ternyata tersangkaMJtemanistrikorbanyangpernahbeberapa kali berkunjung ke rumah korban. PantauanWaspada tampakbeberapapersonel PolresSergaiberjaga-jagadiRSUDSultanSulaiman Sergai, sedangkan tersangka yang kritis dengan kondisi wajah lebam mendapat perawatan intensif di rumah sakit tersebut. (c03)
Safari Ramadhan, Media Merajut Silaturahmi LIMAPULUH (Waspada): Safari Ramadhan pun sunnah. Ramadhan momentum sangat tepat Pemkab Batubara di Masjid Jamik, Desa Simpang untuk merenung, intropeksi diri dan bertafakkur Gambus, Kec. Limapuluh dipimpin Bupati H. amal ibadah dan perbuatan yang dilakukan. “Mari kita isi bulan baik ini dengan hal-hal positif, meOK Arya Zulkarnain, SH, MM, kemarin. “Kunjungan ini merupakan sebuah media laksanakan puasa dan beribadah penuh keimamenjalin silaturahmi yang terus ditingkatkan nan dan ketaqwaan,” ujarnya. Dalam kunjungan Safari Ramadhan bupati dalam merajut keharmonisan dan keselarasan antara Pemkab Batubara dan masyarakat,” didampingi Ketua DPRD Batubara, Selamat Arifin, SE, M.Si beserta pimpinan SKPD. Hadir tokoh kata OK Arya. Bupati juga menegaskan berbagai pem- agama dan masyarakat desa setempat.(a13) bangunan yang telah dilakukan baik di bidang pendidikan, kesehatan, pertanian, jalan/jembatan/rumah sakit, tujuannya untuk kepentingan masyarakat dengan harapan mendapatkan ridho dari Allah SWT. “Di bulan baik ini kita selalu mendapat berkah dan karunia sehingga suasana kondusifdapatdipertahankan agar dapat beribadah secara khusukdankhidmat,”ujarnya. Sebagai umat akan merugi apabila bulan yang penuh Waspada/Iwan Has berkah dan ampunan ini tidak BUPATI Batubara H. OK Arya Zulkarnain, SH, MM melakudimanfaatkansebaik-baiknya, apakah amalan wajib mau- kan kunjungan ke masjid.
Sumatera Utara
C2 WASPADA
Pemimpin Umum Dr. Hj. Rayati Syafrin Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab H. Prabudi Said Wakil Pemimpin Umum/Wapemred H. Teruna Jasa Said Wakil Penanggung Jawab H. Sofyan Harahap Redaktur Senior H. Azwir Thahir Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Wakil Pemimpin Perusahaan: H. Bahtiar Tanjung. Iklan: Hj. Hilda Mulina (Kabag), Rumondang Siagian (Medan), Lulu Lusia Damayanti (Jakarta). Redaktur Pelaksana Berita: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Pelaksana Opini & Artikel: Dedi Sahputra. Redaktur Minggu & Akhir Pekan: Muhammad Thariq. Redaktur Berita: H. Halim Hasan, Hendra DS. Redaktur Medan: David Swayana. Redaktur Sumatera Utara: H.T. Dony Paridi. Redaktur Aceh: M. Zeini Zen. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara: H. Halim Hasan. Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Ekonomi: Zulkifli Harahap. Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat. Litbang: H. Akmal AZ (Kabag). Humas: H. Erwan Effendi (Kabag), Aidi Yursal. Promosi: Edward Thahir (Koordinator). Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamser (Sumatera Utara), Sinur Manik (Aceh). Asisten Redaktur: Irwandi Harahap (Medan); Irham Hagabean Nasution (Sumatera Utara); Armansyah Thahir (Sumatera Utara, Otomotif); Diurna Wantana (Aceh); Austin Antariksa (Olahraga, KMS Kreasi); Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata); Rudi Faliskan (Berita); Erwin Siregar (Opini); Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi); T. Junaidi (Hiburan); Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zen (KMS Remaja, Mode); Anum Purba (Keluarga); David Swayana (Infotainmen); Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan); Dedi Riono (Budaya); Denny Adil (Pelangi). Wartawan Kota Medan: Umum: H. Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Hj. Ayu Kesumaningtyas, Feirizal Purba, Gito AP, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Rustam Effendi, Mursal Alfa Iswara, Andi Aria Tirtayasa, Avli Yarman. Olahraga: Austin E. Antariksa, H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Dedi Riono. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya Effendi, Hamdani. Otomotif: Armansyah Thahir. Koran Masuk Sekolah/KMS: Arianda Tanjung, Dio Utama. Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator Liputan), Hermanto, H. Ramadhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian Warastuti, Aji K, Yuslan Kisra. Wartawan Sumatera Utara: Binjai: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung. Deli Serdang: H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu, Rizaldi Anwar, M. Suhandi Nasution. Serdang Bedagai: Eddi Gultom, Edi Sahputra. Stabat: H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim. Pangkalan Brandan: Chairil Rusli, Asri Rais. Kabanjahe/ Berastagi: Dickson Pelawi, Basita Bukit, Dedek Mohan Basri Hasibuan, Micky Maliki. Tebingtinggi: Muhammad Idris, Abdul Khalik. Pematangsiantar: Mulia Siregar, Edoard Sinaga. Simalungun: Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait. Aek Kanopan: Indra Muheri Simatupang, Syahril Ilham. Rantau Prapat: Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan. Kota Pinang: Hasanuddin Harahap, Deni Syafrizal Daulay. Pangururan: Edison Samosir. Balige: Jimmy Sitinjak. Sidikalang: Natar Manalu. Tarutung: Parlindungan Hutasoit. Sibolga/Tapanuli Tengah: Alam Satriwal Tanjung. Padangsidimpuan: H. Syarifuddin Nasution, Sukri Falah Harahap, Ahmad Cerem Meha. Gunung Tua: Sori Parlah Harahap. Sibuhuan: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Panyabungan: Munir Lubis, Sarmin Harahap, Alpin Lubis. Gunung Sitoli: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Kisaran: Nurkarim Nehe (Koordinator Liputan Asahan, Batubara & Tanjungbalai), Bustami Chie Pit, Sapriadi. Batubara: Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan. Tanjung Balai: Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang. Wartawan Aceh: Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Jaka Rasyid, Gito Rollies, H. Rusli Ismail, Arman Konadi. Aceh Besar: Iskandarsyah. Lhokseumawe: Bustami Saleh (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), M. Jakfar Ahmad, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun, Arafat Nur. Kuala Simpang: Muhammad Hanafiah. Langsa: H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, H. Samsuar, Dedek Juliadi. Lhoksukon: Musyawir, Mustafa Kamal. Idi: Muhammad H. Ishak. Bireuen: HAR Djuli, Amiruddin, Abdul Mukti Hasan. Takengen: Bahtiar Gayo, Irwandi. Sigli: Muhammad Riza. Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Tapaktuan: Zamzamy Surya. Blangpidie: Sudarmansyah Putra. Kutacane: Mahadi Pinem, Ali Amran. Blangkejeren: Jasvira Sautisa. Bener Meriah: Khairul Akhyar, Irham Hakim. Singkil: Tarmizi Ripan, Mansurdin. Sinabang: Muhammad Rapyan.
� Semua wartawan WASPADA dilengkapi dengan kartu pers. Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada yang mengaku wartawan WASPADA tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi �
Hubungi kami Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada Komisaris Utama: Tribuana Said Direktur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM SIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988 Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002 KANTOR PUSAT Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025, Faks Tata Usaha: (061) 4531010. E-mail Redaksi: redaksi@waspadamedan.com KANTOR PERWAKILAN DAN BIRO � Perwakilan dan Biro Jakarta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874. � Perwakilan dan Biro Banda Aceh: Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385. � Perwakilan dan Biro Lhokseumawe: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109. � Biro Asahan, Batubara & Tanjungbalai: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412. Harga iklan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 13.000,-, berwarna Rp. 36.000,Halaman depan: hitam-putih Rp. 39.000,-, berwarna Rp. 108.000,Ukuran kolom: 40,5 mm. E-mail Iklan: iklan@waspadamedan.com Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan
Kamis 18 Juli 2013
Tiga Korban DBD Limapuluh Meninggal LIMAPULUH (Waspada): Sejumlah tiga orang korban penyakit Demam Berdarah Dangue (DBD) di Kec. Limapuluh Batubara akhirnya meninggal dunia. Dua diantaranya meninggal pada Selasa (16/7), masing-masing satu orang warga Dusun IV Desa Pematang Panjang, bernama Ucok, 45, dan satu lagi warga Desa Bulan-bulan, Khairul. Satu orang lagi Ismail, 61, warga dusun I Desa Titi Putih meninggal Minggu (14/7) dinihari. Ucok meninggal dunia saat mendapat perawatan intensif di RS Adam Malik Medan. Sebelumnya, Ucok sudah dirawat di RSUD Batubara. Karena sakitnya semakin mengkhawatirkan dirujuk ke RSU Adam Malik Medan. Korban meninggal berikutnya wargaDusunV,DesaBulan-bulan
adalah Khairul, alias Ikok, 30. Masyarakat Bulan-bulan kepada Waspada mengatakan, meninggalnya Khairul cukup tragisdanmemprihatinkan.Beliau baru saja menikah dua bulan lalu. Sekira 15 hari belakangan ia menderita sakit yang gejalanya seperti penyakit DBD. Karena kondisi ekonominya pas-pasan, ia tidak dirawat secara medis. Setelah masalah DBD di sini diangkat media massa, barulah ada perhatian dari Puskesmas setempat. Khairul dirujuk ke RSU Kisaran. Namun nyawanya tak tertolong. Khairul meninggal. Sedangkan Ismail meninggal
RANTAUPRAPAT (Waspada): Pemkab Labuhanbatu pada tahunanggaran2013inimengkucurkan dana sekitar Rp9,8 miliar untuk membangun sarana infrastruktur di Kec. Panai Hilir. Bupati L.Batu dr.H.Tigor Panusunan Siregar, SpPD menyampaikan itu ketika melaksanakan Safari Ramadhan ke Masjid Djamik Al Babul Hidayah, Desa Sei Merdeka, Panai Tengah, Selasa (16/7) malam, yang turut dihadiri para Kepala SKPD dan Ketua TPk PKK L.Batu dr.Hj.Fitra Laila,
Sp.THT dan Kabag Humas Infokom Drs.Sugeng. Pembangunan infrastruktur itu diutamakan untuk membangun jalan guna meningkatkan perekonomian rakyat. “Bupati tidak bisa memberikan duit, tapi menciptakan duit,” ujarnya. Menurutnya, pada tahun ini banyakpembangunanyangakan dilaksanakan di Panai Tengah, terutama di Labuhanbilik. Pemkab akan membangun jalan di Pasar Tiga menuju ke Kebun Nenas.“Denganterbangunnyananti
setelah sempat mendapat perawatan di salah satu rumah sakit umum di Kisaran. Seperti yang Waspada beritakan, Senin (15/7) DBD berjangkit pada beberapa Desa di Kecamatan Limapuluh. Di antaranya Desa Titi Putih, Pematang Panjang,TitiMerahdanBulan-Bulan. Diperkirakanjumlahkorbanyang terjangkit 33 orang yang dirawat di berbagai rumah sakit di Batubara, Kisaran dan Medan. Kepala Dinas Kesehatan Batubara Dr Mastiana Harahap MKes ketika Waspada hubungi di kantornya, Selasa (16/7) sore membantah jika yang berjangkit pada empat desa itu DBD. “Bukan DBD, tapi Malaria,” ujar Mastiana. Mengenai korban yang tewas, Mastiana mengaku belum menerima informasinya. MenurutMastianapihaknyatelahmelakukan berbagai upaya mencegah meluasnya terjangkit malaria di daerah ini. (c04)
Rp9,8 M Untuk Pembangunan Infrastruktur Panai Tengah
Waspada/Armansyah Abdi
BUPATI L.Batu dr.H.Tigor Panusunan Siregar, SpPD diabadikan dengan Ketua dan Pengurus Badan Kenaziran Masjid Djamik didampingi Camat Panai Tengah.
infrastruktur jalan ke Kebun Nenas ini, maka para petani lebih mudah untuk memasarkan hasil perkebunan atau pertaniannya karena sarana jalan sudah baik dan lancar,” kataTigor di hadapan ratusan jamaah Mesjid Djamik Sei Merdeka. Tigor menambahkan, dia banyak menerima keluhan dari para nelayan yang ada di Sei Merdeka ini. Untuk menyahutinya, Pemkab Berencana akan memberikan 13 unit kapal motor kepada kelompok nelayan secara gratis, asalkan para nelayan ini mempunyai kelompok atau koperasi nelayan dan dapat memenuhi prosedur yang ada sesuai dengan petunjuk yang telah ditetapkan. Dalam kesempatan itu Tigor mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah melaksanakan Program L. Batu Mengaji yang ada di 100 Masjid di L.Batu. Camat Panai Tengah Agus Salim, BA dalam kesempatan itu mengungkapkan, Masjid Djamik Al Babul Hidayah ini dibangun di atas bangkai kapal tongkang zaman belanda dan baru saat inilah ada bupati yang mengunjungi masjid ini. (a18/c07)
Bupati Labusel Dapat Penghargaan Terkait Akta Lahir Gratis KOTAPINANG (Waspada): Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI, memberikan penghargaan kepada Bupati Labusel Wildan Aswan Tanjung. Penghargaan itu diterima Bupati terkait kebijakannya dalam menerapkan Akta Lahir tanpa biaya (gratis) kepada masyarakat Labusel. Kepada wartawan, Rabu (17/7), Kabag Humas Setdakab Labusel Hasan Basri Harahap menjelaskan, berdasarkan surat Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak RI No: B-1326/SET/KPPPA/D.IV/07/3013, penghargaan itu akan diberikan langsung oleh menteri kepada Bupati dan sejumlah kepala daerah lainnya di Indonesia, Selasa (23/7) di Auditorium KH M Rasjid, Kementrian Agama RI. “Salah satu terobosan Pemkab Labusel adalah keberhasilan Pemkab dalam mengimplementasikan program mengenai pengurusan Akta Lahir gratis bagi masyarakat.Bupatimenjadisalah seorang kepala daerah yang akan
menerima secara langsung penghargaan atas kebijakan tersebut,” katanya. Disebutkan, dalam rangka memenuhiUUNo.23tahun2006 tentang Administrasi Kependudukan, Pemkab Labusel menjalin kerja sama dengan PN Rantauprapat, Bank BRI, dan PT.
Pos Indonesia dalam melaksanakan sidang penetapan kelahiran keliling gratis kepada warga yang berusia diatas satu tahun untuk pengurusan Akta Lahir. Biaya persidangan yang cukup mahal tersebut telah ditampung dalam APBD Kab. Labusel. (c18)
Terdakwa Kasus KDRT Terancam Masuk Bui RANTAUPRAPAT (Waspada): Tenaga Pendidik (Dosen) Institut Bina Bisnis Indonesia (IBBI) Medan, Jamot Magatur Pasaribu (terdakwa), yang diduga melakukan Kekerasan Dalam RumahTangga (KDRT) kepada Lesli Dachi Saragih (istrinya), hingga mengalami memar di sekujur tubuhnya, terancam masuk bui. Pasalnya, setelah digelarnya perkara itu sudah empat kali di Pengadilan Negeri (PN) Rantauprapat, saksi dari yang melihat kejadian itu terkesan memojokkan terdakwa.Antara Jamot dan Lesli ada keretakan rumah tangganya yang dilanda isu, kalau Lesli selingkuh dengan salah satu pegawai Bank Rakyat Indonesia (BRI). Karena isu itu semakin merebak di seputaran Kampung Kualuh Leidong, Kec.Kualuh Leidong, Kab. Labura, akhirnya Jamot melakukan pengintaian di seputaran rumah Lesli,” kata Monang Pasaribu Selasa (16/7). Setelah Jamot memasuki rumah Lesli, didapat kabar ada kekerasan yang dilakukan Jamot kepada Lesli.Menunggu saksi berikutnya, Aimafni Arli SH dan Zulfadly SH MH, M Igbal Purba SH dan Jaksa Penuntut Umum (JPU) Denny SH menunda persidangan yang akan dilanjutkan pekan depan. (c07)
DPRD Batubara Apresiasi Nenek-nenek Mengamuk Tak Dapat BLSM Laporan Keuangan Pemkab
LIMAPULUH(Waspada): Keuangan daerah Kab. Batubara ke depan disajikan lebih baik lagi dengan mendapatkan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP). “Mudah-mudahan ini dapat kita raih, setelah hasil audit BPK RI terhadap LKPD Batubara memberikan opini Wajar Dengan Pengecualian (WDP), atau dua tingkat lebih baik dari opini tahuntahun sebelumnya,” tukas Bupati H OK Arya Zulkarnain, SH, MM pada rapat paripurna DPRD Batubara atas pandangan fraksi-fraksi terhadap LKPD Tahun 2012, Selasa (16/7). Dalam rapat sebelumnya, Fraksi Partai Golkar melalui juru bicaranya Nafiar SPd MSi memberikan apresiasi terhadap penyajian keuangan Pemkab Batubara di mana Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) RI memberikan opini Wajar Dengan Pengecualian (WDP). Tanggapan Fraksi Berjaya mengenai tidak tercapainya Pendapatan Asli Daerah (PAD), disebabkan antara lain tidak terealisasi dari penerimaan annual fee dan berusaha mengoptimalkan melalui pelaksanaan intensifikasi dan eksentifikasi serta meningkatkan koordinasi dengan SKPD/unit kerja pengelola PAD. Di samping Pemkab melakukan (pemetaan) PAD di wilayah Batubara guna memperoleh data base yang akurat, transparansi yang nantinya menjadi potensi PAD pada tahun mendatang. Rapat dipimpin Ketua DPRD Batubara Selamat Arifin SE, MSi dihadiri anggota dewan, Setdakab T Erwin, SE, Muspida, Asisten, Kepala SKPD dan camat. (a13)
WASPADA
LIMAPULUH (Waspada): Kesal karena tidak mendapatkan Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM) Romasia br Purba, 58, mengamuk di ruangan Kantor Desa Mangkai Baru, Kec. Limapuluh, Kab. Batubara, Rabu, (17/7). Kekesalan Romasia ini dipicu oleh pembagian Kartu Perlindungan Sosial (KPS) terkesan pilih kasih, sementara dirinya yang tinggalsendiriandanhidupdalam serba kekurangan tidak mendapatkannya. “Saya sudah lama hidup sendiri, juga tidak memiliki pekerjaan dan hidup bertumpuh dari gaji pensiunan karyawan PTPN IV Kebun Gunung Bayu sebesar Rp280,000 setiap bulannya, jelas hidup saya kekurangan, koktidakdapatBLSMini,”ujarnya. Dengan dibagikannya oleh Kementerian Sosial Kartu PerlindunganSosial(KPS)melaluiprogram BLSM kepada masyarakat kurang mampu melalui kantor Pos masing - masing daerah, bu-
Waspada/Agusdiansyah Hasibuan
ROMASIA br Purba warga Desa Mangkei Baru mengamuk di ruang Kades menumpahkan kekesalannya, karena tak kebagian BLSM padahal hidupnya sulit. kannya mengurangi beban, akan tetapi malahan menimbulkan kekecewaan dan amarah masyarakat. Menurut br Purba, kebanyakannya masyarakat yang mendapatkannya adalah masyarakat yang kehidupannya layak
dan mampu, sementara masyarakat yang kehidupannya serba kekurangan hanya dapat menonton. Kepala Desa Mangkai Baru, Sugiyanti saat ditemui, Rabu (17/ 7) di ruangannya mengakui bahwa sudah 38 warganya yang datang menyampaikan kekecewaannya,karenatidakmendapat BLSM. Padahal, penyaluran KPS untuk mendapatkan BLSM yang dibagikan ke warga tidak melalui pemerintahan desa. Tapi warga tetap menuding bahwa pihak pemerintahan desa tidak adil kepada warganya. “Saya sudah jelaskan kepada warga, penyaluran KPS BLSM gawenya kantor Pos dan bukan gawenya desa, tapi warga tetap tidak percaya, saya jadi bingung,” kata Sugiyanti, sambil berharap agar pihak kecamatan segera membuka kotak pengaduan warga untuk ditindaklanjuti ke kantor Pos dan diteruskan ke Pemerintah Pusat.(c05)
Waspada/Rasudin Sihotang
PENGUNJUKRASA membentangkan poster meminta agar Faisal Fahmi ditangkap atas dugaan korupsi NUSSP senilai Rp 12,5 miliar rupiah.
Unjukrasa Usut Proyek NUSSP TANJUNGBALAI (Waspada): Sejumlah warga melakukan aksi unjukrasa di Kantor Kejaksaan Negeri Kota Tanjungbalai menuntut pelaku utama dugaan korupsi proyek Neighborhood Upgrading and Shelter Sector Project (NUSSP), Faisal Fahmi segera ditangkap, Rabu (17/7). “Kami mendesak Kajari agar menahan paksa oknum-oknum terkait kasus NUSSP 2009/2009 terutama Faisal Fahmi, ketua salah satu LPM pelaksana pekerjaan proyek bernilai miliaran rupiah tersebut,” kata orator di depan aparat keamanan yang mengawal jalannya aksi. Dalam kesempatan itu, mereka juga meminta agar Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara memerintahkan kepada Kajari Tanjungbalai agar lebih proaktif mengusut sejumlah dugaan korupsi di KotaTanjungbalai.Tak terkecuali kasus
NUSSP yang telah menelan kerugian negara yang tidak sedikit. Kepala Kejari Kota Tanjungbalai Edi Winarto mengatakan, pihaknya komitmen untuk memberantas setiap dugaan tindak pidana korupsi. Sebab korupsi termasuk kejahatan luar biasa (ekstraordinary crime) dan harus dihapus sampai ke akarnya. Sebelumnya, Polres Tanjungbalai telah mengeluarkan Surat Perintah Penghentian Penyidikan (SPPP) untuk dugaan kasus proyek NUSSP seperti drainase, pembuatan dan peninggian jalan setapak beton di beberapa jalan di Kel. Pematangpasir, Kec. Teluknibung. Dasar Polisi mengeluarkan SPPP karena Faisal Fahmi telah membayar kerugian negara sebesar Rp27 juta. (a32)
Polsek Indrapura Gulung Komplotan Pencuri INDRAPURA (Waspada): Empat orang pria yang diduga melakukan pencurian dengan pemberatan antar kabupaten di wilayah hukum Polsek Indrapura, Selasa (16/7) berhasil digulung dalam satu hari. Kapolres Batubara AKBP JP Sinaga Sik, Msi kepada Waspada melalui Kapolsek Indrapura AKP Ramlan Siagian di ruang kerjanya, Selasa (16/7) malam mengatakan, keberhasilan penangkapan komplotan curat ini berkat laporan masyarakat dan kerjasama dengan Polres Sergai. Dijelaskannya, pelaku curat spesialis pembongkar rumah ini beraksi di rumah Nurdin yang menjadi showroom PT Master Cash and Credit di Dusun II Desa Sipare - pare, Kec. Airputih, Kab. Batubara, Selasa (16/7) sekira pukul 03,30 dini hari, sesuai dengan LP/50/Vll/2013/serse Sek I Pura. “Begitu menerima laporan sekira pukul 09.30
kita langsung cek TKP. Selanjutnya mencari informasi dan diketahui pelaku melarikan diri di daerah Kab. Sergai. Setelah melakukan kordinasi dengan Polres Sergai, para pelaku berhasil dibekuk,” ujar Siagian. PelakuyangkinidiamankandiRumahTahanan Polisi (RTP) Polsek Indrapura, masing-masing Ji, 27, warga Kodya Binjai, AS, 30, warga, Kec. Tanjungmorawa,Deliserdang,So,38,DesaTanjung Baru, Kec.Tanjungmorawa, BS, 25, warga Desa Kebun Lada, Kodya Binjai. Dari tangan tersangka petugasmenyitabarang bukti, tang besar, linggis, obeng, tali tambang, mobil Daihatsu Xenia warna hitam BK 1441 KG, TV LCD 2 unit, televisi 2 unit, loudspeker 3 unit. “Tersangkaberhasilditangkapsaatsedangmelintas di wilayah hukum Polres Sergai dengan menggunakan mobil Daihatsu Xenia itu, dan di dalamnya juga masih terdapat barang - barang hasil jarahan pelaku,” kata Siagian. (c05)
Warga Palas Di Labura Siap Menangkan H Rahmad AEKKANOPAN (Waspada): Anak perantau yang berasal dari Kabupaten Padang Lawas (Palas) yang berdomisili di Labuhanbatu Utara (Labura) siap mendukung dan memenangkan pasangan calon bupati Palas Drs H Rahmad Pardamean Hasibuan dan H Andri Nasution (HARAPAN). Hal disampaikan Drs Halaluddin Nasution M.Pd (foto) kepada Waspada, Rabu (17/7) di Aekkanopan. “Kami warga Kabupaten Padang Lawas yang berdomisili di Labura siap mendukung dan memenangkan pasangan HARAPAN untuk menjadi bupati Palas periode 2013 - 2018,” katanya. Dikatakan, sebagai bentuk dukungan itu dia bersama anak perantau lainnya yang berasal dari Palas akan turun dan datang langsung ke Palas untuk menghimpun suara. Selain itu kata-nya dia bersama teman lainnya akan meminta bantuan sanak saudara di Palas agar memilih dan memenangkan pasangan HARAPAN. “Dalam waktu dekat saya bersama teman lainnya akan pulang kampung untuk mendukung dan meminta bantuan sanak saudara kita di sana. Agar kita bisa bekerja sama dan sama sama bekerja untuk memenangkan pasangan H
Rahmad Hasibuan dan H Andri menjadi bupati Palas,” jelas Hilaluddin yang menjabat Kepala sekolah SMA Negeri I Kualuhselatan itu. Lebih lanjut dijelaskan mantan Kepsek SMA Negeri Kecamatan Kualuh Leidong tersebut, pasangan HARAPAN yang di usung partai Demokrat itu, sudah selayaknya memimpin Kab. Palas untuk lima tahun ke depan. Karena, selain sebagai politikus H Rahmad juga dikenal sebagai birokrat yang handal. (c08)
DPS Pileg Di Labusel Menurun KOTAPINANG (Waspada): KPU Kabupaten Labusel menetapkan Daftar Pemilih Sementara (DPS) untuk Pemilu Legislatif (Pileg) tahun 2014 sebanyak 185.027 pemilih. Jumlah itu menurun sebanyak 765 pemilih jika dibandingkan dengan Pilgubsu lalu yakni 185.792 orang. Hal itu diungkap Ketua KPU Labusel, Imran Husaini Siregar kepada Waspada, Rabu (17/7). Rincian jumlah pemilih itu yakni, Kec. Kotapinang 36.745 orang, Kec. Kampungrakyat 34.342 orang, Kec. Silangkitang 20.286 orang, Kec. Sungaikanan 30.232 orang, dan Kec. Torgamba 63.422 orang, sehingga total DPS menjadi 185.027 orang. Sedangkan, jumlah TPS yang akan digunakan untuk pemungutan suara mengalami peningkatan dari 545 TPS pada Pilgubsu lalu menjadi 707 TPS pada Pemilu nanti. “Ada penurunan sekira 765 orang,” katanya. Imran menyebutkan, DPS telah diserahkan pihaknya ke KPU Sumut untuk disampaikan ke KPU Pusat bersama kabupaten/kota lainnya untuk dilakukan pemutakhiran secara nasional. Selain itu, kata dia, DPS juga sudah diumumkan melalui PPS dan kantor desa serta kelurahan agar dapat diketahui masyarakat. Dia menegaskan, bagi warga yang telah memiliki hak pilih namun belum tercantum dalam DPS, agar segera melaporkn kepada petugas pemutakhiran pemilih atau PPS-nya masingmasing, sehingga dapat dimasukkan sebelum DPS ditetapkan menjadi DPT pada 23 September 2013 mendatang. Menanggapi hal tersebut, Ketua Panwaslu Kab. Labusel MuhammadYunus menyayangkan sikap KPU Labusel yang telah menetapkan DPS
tanpamelibatkanpihaknya.Menurutnya,didalam ketentuan seharusnya Panwaslu mengetahui tentang penetapan DPS tersebut. “Kita sudah pertanyakan kepada KPU Labusel tentang masalah ini,” katanya. Sementara terkait berkas pendaftaran calon anggota legislatif milik anggota DPRD yang pindah partai, menurut Ketua KPU LabuselImranHusaini Siregar, hingga kini dinyatakan belum memenuhi syarat (BMS). Meski begitu nama mereka tetap tercantum dalam pengumuman daftar calon sementara (DCS) Pemilu Legislatif 2014. (c18)
Tiga Perangkat Desa Diberhentikan KAMPUNG BOGAK, Batubara (Waspada): Kurang pasti sebab musababnya, tiga perangkat desa pemekaran Pahlawan/BogakTanjungtiram Batubara diberhentikan Kades Pahlawan terpilih (SA) dan menjadi pembicaraan warga setempat. Korban‘nonaktif’ ala Kades Pahlawan SA yaitu HariyatiNasution,KaurEkonomidanPembangunan, Abd.SalamAlAsy’ari,operatorkomputerdanMhd. ZulfiPadlan,KaurKeuangan/Umum. Mereka bertiga dinonaktifkan sesuai surat pemberitahuan Kades Pahlawan ditandatangani Syamsul Aswin, tanpa nomor surat, tertanggal 1 Juli 2013. “Apa salah mereka, yang selama ini bekerja baik bersama Kades lama (Gusti). Jangan begitu, habis manis sepah dibuang, mentang-mentang sudah terpilih jadi Kades langsung bikin ulah,” sebut warga Pahlawan yang kesal atas tindakan SA, Rabu (17/7). (a12)
Sumatera Utara
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
C3
Kantor SKPD Simalungun Sepi SIMALUNGUN (Waspada): Kantor SKPD (Satuan Kerja Perangkat Daerah) dan sekretariat Kantor Bupati Simalungun di Pematang Raya, Selasa (16/7) terlihat lengang alias sepi, karena sejumlah pejabat terutama eselon II dan III terpaksa pergi ke Tanah Karo a menghadiri Ultah (ulang tahun) putri bupati.
Waspada/Edison Samosir
PEMBANGUNAN gedung SMA N 1 Pangururan tahun 2012 putus kontrak dengan persentase pekerjaan sekira 45,47 persen. Sekarang, APBD Samosir menganggarkan Rp2,8 miliar untuk menuntaskan gedung sekolah ini.
Setelah Pembangunan Terkatung-katung
Pemkab Samosir Alokasikan Rp2,8 M Bangun SMAN 1 Pangururan SAMOSIR(Waspada):GedungSMANegeri1Pangururandibangun Pemkab Samosir melalui Disdik pada 2012 memakai anggaran BDB Provsu Rp3,2 miliar. Namun, pembangunannya terkatung-katung, dan kini dikabarkan Pemkab menggelontorkan APBD Samosir 2013 senilai Rp2,8 miliar untuk menuntaskan pembangunan gedung sekolah ini. Informasi diperoleh Waspada, Rabu (17/7), hingga berakhir 2012 dan sampai memasuki tahun pelajaran 2013/2014, pembangunan gedung SMA N 1 Pangururan yang direncanakan berlantai dua dengan rincian lima ruang lantai satu untuk ruang belajar dan ruang guru, enam ruang di lantai dua untuk ruang belajar belum bisa digunakan akibat pembagunan yang terkatung-katung akibat pemutusan kontrak. Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) M Sihombing, SPd yang jugasalahseorangKabiddiDiknasSamosirmengungkapkan,penilaian perkiraanvolumekerjapembangunanSMAN1Pangururandikerjakan PT Karya Bukit Nusantara hanya sebatas 45,47 persen namun realisasi pembayaran dari Pemkab Samosir melalui Dispenka hanya 30 persen. Dengan APBD Samosir 2013, pembangungan SMAN 1 Pangururan dilanjutkan dengan pagu Rp2,8 miliar. Kadis Pendidikan Samo-sir M Malau saat dikonfirmasi Waspada, Rabu (17/7), terkait sanksi kepada rekanan pembangunan SMAN 1 Pangururan yang terkena pemutusan kontrak, tak mau berkomentar panjang. “Saya lagi tugas di Jakarta, nanti kita ketemu di Samosir,” ujar Malau. (c11)
Hanya beberapa pegawai negeri sipil (PNS) yang terlihat masih berada di sejumlah kantor satuan kerja perangkat daerah (SKPD). Sedangkan para pimpinan SKPD atau kepala dinas dan badan di lingkungan Pemkab Simalungun, sejak pukul 09.00 sudah berangkat ke Berastagi. Informasi diperoleh, kepergian para pimpinan SKPD dan sebagian besar pejabat eselon III ke Berastagi, Kab. Karo, untuk menghadiriacaraperayaanulang tahun putri Bupati Simalungun JR Saragih. Sebegitu pentingnya para pejabat pergi ke Berastagi, bahkan harus meninggalkan tugas-tugasnya di kantor. “Sejak pagi tadi kepala dinas belum masuk kantor, katanya ke Berastagi menghadiri perayaan ulang tahun putri bupati, padahal banyak surat-surat yang harus ditandatangani,”ujarsalahseorang PNS di Dinas Binamarga, kesal.
Di sisi lain, sejumlah pegawai di SKPD dan sekretariat memanfaatkan kepergian para pimpinannya ke Berastagi. Karena pimpinan tidak ada, mereka bermalas-malasan bekerja, bahkan ada yang pulang sebelum habis jam kerja. “Biasalah, mumpung bos lagi nggak ada,” celetuk salah seorang pegawai. Kepala Dinas Perhubungan dan Infokom Pemkab SimalungunMixnonAndreasSimamora mengaku tidak mengetahui banyak pejabat dan pimpinan SKPD yang tidak masuk kerja karena menghadiri perayaan ulang tahun putri Bupati Simalungun di Berastagi. Menurutnya, kedatangan pejabat ke Berastagi tidak ada yang terpaksa dan bukanpuladisuruhbupati,tetapikarenakeinginansendiripejabatyang ingin menyalami putri bupati. “Tidak benar terpaksa, kami yang berkeinginan menyala-
PADANGLAWAS (Waspada): Seratusan warga larut dalam perbincangan dengan calon bupati (Cabup) H Rahmad P Hasibuan dalam acara ramah tamah dan silaturrahmi usai menunaikan Sholat Tarawih berjamaah di Masjid Darul Falah Lorong Komplek Pionir, Desa Siborna, Kec. Sosa. Selasa (16/7) malam. Dalam pembicaraan santai dan akrab itu, Haji Rahmad bersama rombongan membaur dengan warga Desa Siborna yang terdiri dari Lorong Ujung Batu, Muli Dapot, Burangir, Hasahatan, komplek Pioner, Tanjung Makmur dan Lorong Muli Tarida. Tokoh masyarakat Siborna H Syaribun Daulay bersama Kepala Desa Siborna Syahrin Hasibuan mengatakan, Haji Rahmad adalah calon bupati terakrab dan yang paling banyak bergaul dengan masyarakat Siborna.
Sementara H Sutan Pardameanyangmewakili Lorong Muli Dapot mengatakan, kondisi Desa Siborna yang jauh dari ibukota kabupaten dan nyaris terlupakan itu membutuhkan sosok pemimpinyangbenar-benartulusmembangun daerah. Hal ini karena membangun sarana dan prasana di daerah itu membutuhkanbiayatidaksedikit, apalagi di bidang pengairan dan pertanian. Katannya bila dana APBD yang dianggarkan ke daerah itu hanya berkisar Rp3-Rp4 miliar per tahun, maka bangunan pengairandidaerahitutidakakan selesai karena kawasan itu merupakan kawasan rawan banjir. “Ratusan dan bahkan ribuan hektar lahan persawahan di daerah itu telah beralih fungsi menjadi kebun sawit karena bangunan irigasi maupun pengairan yang belum terbangun atau belum
Warga Siborna Sosa Menilai Haji Rahmad ‘Cabup Gaul’
Pengajian Al Ikhlas Santuni Yatim Piatu P.SIDIMPUAN (Waspada): Ratusan umat muslim menghadiri pengajian akbar digelar Pengajian Akbar Al Ikhlas di Masjid Agung Al Abror, Padangsidimpuan, Selasa (16/7), sengan penceramah Ustadz Zulfan Salahsatu harta orang muslim yang meninggal dan pahalanya tetap mengalir adalah anak soleh yang selalu mendoakan kedua orangtuanya. Sedangakan anak yatim piatu miskin adalah tanggungjawab kita bersama,” ujarnya. Ustadz Zulfan menambahkan, lewat acara itu ia mengingatkan pentingnya anak mengingat jasa diberikan orangtua. “Jasa orangtua padakitatakbisadiukurdenganapapun.Kitahanyabisamembalasnya dengan doa,” lanjutnya. Dalam rangkaian acara siraman rohani itu pengajian akbar Al Ikhlasmenyantuni431anakyatimpiatu.“Santunanituhanyasebagaian kecil dari usaha kami untuk peduli pada masyarakat, di tengah suasana yang masih sama-sama prihatin” ujar Ketua Pengajian Al Ikhlas Hj Intan Nasution, BA didampingi sekretaris Dra Wasliyah Lubis, Spd, MA kepada Waspada. Selain masyarakat, pejabat, tokoh setempat dan alim ulama, acara juga dihadiri pengurus Bazda Kota Padangsidimpuan, Kakan Kemenag setempat seluruh kepala KUA Kota Padangsidimpuan. (c13)
33 SK CPNS Honorer K1Tobasa Diserahkan BALIGE (Waspada): 33 Tenaga honorer kategori 1 formasi 2012 di lingkungan Pemerintah KabupatenToba Samosir (PemkabTobasa) menerimaSKpengangkatansebagaicalonpegawainegerisipil(CPNS). Penyerahan SK CPNS ini, secara simbolis diserahkan Bupati Toba Samosir yang diwakili Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Budiyanto Tambunan, SE di Kantor BKD, di Balige, Rabu (17/7). Bupati Tobasa dalam sambutannya dibacakan Kepala BKD Budiyanto Tambunan mengatakan, setelah melalui proses yang cukup panjang hingga terbitnya SK CPNS tersebut, sudah sepatutnya para tenaga honorer tersebut untuk bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa. Secara khusus, Budiyanto juga mengingatkan agar para CPNS tersebut, dapat menjaga diri dan terus meningkatkan kinerja, karena walaupun sudah diangkat menjadi CPNS tidak mutlak menjadi PNS karena sebelumnya harus melalui proses prajabatan dan penilaian dariparaatasan.Terkaittindaklanjutstatusparatenagahonorerkategori 2,Budiyantomengatakanuntuktetapbekerjadenganbaikdansungguhsungguh, sambil menunggu terbitnya Petunjuk Teknis Ujian Seleksi Penerimaan CPNS Kategori II Formasi Tahun 2013. (a22)
Razia Napi Teroris Jangan Timbulkan Gejolak PEMATANGSIANTAR (Waspada): Tindakan petugas di lapangan pada waktu melakukan razia narapidana (napi) kasus teroris yang kabur dari Lembaga Pemasyarakatan Tanjung Gusta-Medan barubaru ini,diharapkan jangan sampai menimbulkan gejolak di tengah masyarakat, khususnya umat Islam. “Kita harapkan, petugas menggunakan pedoman, menyelesaikan masalah tanpa masalah,” kata unsur ketua Majelis Ulama Islam (MUI) Kota Pematangsiantar Maranaik Hasibuan, S.Ag, MA menjawab Waspada, Rabu (17/7). Menurut dia, petugas dalam menjalankan tugasnya, sebaiknya sesuai dengan standar operasional prosedur (SOP). Dan mereka yang dijadikan objek operasi pada razia itu berlaku umum, untuk semua warga tanpa dan bukan dilakukan untuk satu kelompok saja. “Kegiatan razia itu jangan sampai menimbulkan gejolak. Perlakuan sebaiknya seimbang pada semua pihak,tanpa perbedaan apalagi ada perlakuan memojokkan salah satu kelompok agama saja,” sebutnya. Apalagi pada saat bulan suci Ramadhan sekarang ini, warga muslim yang menampilkan diri dengan cirinya, seperti berkopiah, jangan langsung dituduh teroris. Sebaiknya petugas dapat mengedepankan etika pada waktu menjalankan tugasnya melakukan razia. “Kita setuju dan mendukung petugas dalam melakukan razia mencari napi teroris itu di lapangan. Hanya yang perlu diperbaiki tentang etika di lapangan. Jangan sampai maksud ingin menyelesaikan masalah malah menimbulkan masalah,” ungkap Hasibuan. Hasibuan memberikan reaksinya itu,setelah membaca berita “Razia Napi Teroris Jangan Pojokkan Umat Islam’ yang terbit di harian Waspada,Rabu (17/7) terkait dengan foto dan pemberitaan yang diterbitkan harian ini pada Selasa (16/7), “Polisi Gelar Razia Kejar Napi Teroris”. (c16)
mi anak semata wayang pimpinan dan ikut merasakan sukacita pimpinan, kemudian langsung pulang ke Pamatang Raya,” tegas Simamora. Di tempat terpisah, anggota DPRD Simalungun, Bernhard Damanik menyesalkan sikap Bupati Simalungun JR Saragih yang membiarkan para pimpinan SKPD meninggalkan tugasnya hanya untuk menghadiri perayaan ulang tahun putrinya di Berastagi. “Jika informasi itu benar, saya sangat menyesalkannya, apalagi setahu saya Bupati Simalungun JR Saragih selalu mengingatkan para PNS untuk disiplin bekerja, bahkansampaimenerapkanpelayanan 24 jam di kantor kecamatan, tapi ternyata membiarkan pimpinanSKPDtidakmasukkerja hanya untuk menghadiri ulang tahun putrinya,” ujar Bernhard. (a29)
Waspada/Syarif Ali Usman
HAJI Rahmad saat mengungkapkan ucapan terimakasih kepada warga Desa Siborna usai melaksakan Sholat Tarawih di Masjid Darul Falah, Lorong Pioner, Desa Siborna, Kec. Sosa.
terselesaiakan,” ujar Haji Sutan. Sedangkan Ketua Badan Perwakilan Desa (BPD) Desa Siborna mengatakan ketertinggalan Desa Siborna yang paling memprihatinkan adalah keadaan jalan menuju desa tersebut. Katanya, sepanjang 12 Km jalan dari Simpang Siborna hingga ke desa itu belum tersentuh pembangunan. Katanya, kondisi jalan itu menyebabkan mobil angkutan umum tidak bisa membawa penumpang ke desa tersebut. Satu-satunya cara untuk keluar atau menuju desa itu, bagi warga yang tidak memiliki kendaraan adalah menumpang dengan truk pengangkut sawit, kalau tidak harus rela berjalan kaki. Sementara dari pihak kaum ibu yang hadir dalam perbincangan itu mengatakan, Desa Siborna dan sekitarnya membutuhkan madrasah sebagai tem-pat menimba ilmu agama. Menyahuti pembicaraan warga tersebut, Pengurus Tim Harapan (H Rahmad P Hasibuan dan H Andir Ismail Putra Nasution) kabupaten, Haji Adnan Pohan, mengatakan, seluruh harapan masyarakat Siborna itu Insya Allah dapat terwujud bila Padanglawas dipimpim orang yang mengerti birokrasi dan politikus sejati. “Pembangunaninfrastruktur dan pengairan Desa Siborna yang membutuhkan dana tidak sedikit dapat terwujud, apabila pemimpin Padanglawas adalah orang yang benar-benar mampu serta mempunyai jalur ke pemerintah pusat,” jelas Haji Adnan. (a34)
Kebersihan RST P. Siantar Dapat Pujian Dari Presdir Bridgestone P E M ATA N G S I A N TA R (Waspada): Kebersihan Rumah Sakit Tentara (RST) Kota Pematangsiantar, baik lantai, tempat tidurnya dan lingkungannya mendapat pujian dari Presiden Direktur (Presdir) perusahaan penghasil getah PT Bridgestone Dolok Merangir saat berkunjung ke RST. “Tentunya, RST tidak bisa dibandingkan dengan rumah sakit modern, karena semua kacanyasudahnako.Namun,bila saya bandingkan, bagaimana lantainya, tempat tidurnya dan lingkungannya di RST, semuanya bersih,” sebut Presdir Bridgestone Dolok Merangir Togar Simanjuntak didampingi Direktur Rumah Sakit Bridgestone dr. Suangma A Siregar di hadapan Kepala RST Mayor drg. Rein Hard Nababan dan Plt Wadan Denkes Mayor T. Simanjuntak, Rabu (17/7).
Menjawab pertanyaan, Simanjuntak mengatakan fasilitas RST secara umum sudah cukup untuk penyakit yang umum dan pelayanan cukup baik. “Ibu saya pernah dirawat di RST ini, karena patahtulanglengandanbisasembuh dengan baik.” Sesudah meninjau berbagai fasilitas dan kondisi ruangan RST, Simanjuntak mengatakan pihaknya kemungkinan akan melakukan kerjasama dengan RST untuk perawatan karyawan yang sakit maupun pemeriksaan kesehatan karyawannya. “Kami akan menjelaskan lebih dulu kepada para karyawan agar berjalan dengan mulus dan bila semua karyawan setuju, akan dilakukan kerjasama.” Menjawab pertanyaan, Simanjuntak menegaskan dan memintadigarisbawahi,sikapnya tidak akan pernah mengorbankan 6.000 lebih karyawan yang
adasaatinidankerjasamadengan pihak RST, bukan berdasarkan biaya murah, namun sematamata hanya agar penggunaan dana kesehatan perusahaan efisien. Mengenai kepedulian sosial Bridgestone, Simanjuntak menyatakan corporate social responsibility (CSR) perusahaan cukup besar setiap tahunnya, termasuk memberikan pekerjaan kepada orang cacat fisik sesuai keahliannya. “Sebanyak 2 persen karyawan cacat saat ini di perusahaan merupakan bagian dari CSR.” Kepala RST menyatakan RST siap memberikan pelayanan terbaik kepada siapa saja. “Motto kami, pelayanan cepat dan terjangkau.” Dijelaskan, dokter yang melayani di RST berupa dokter konsultan atau dokter tamu 17 dokter spesialis, 12 dokter umum dan dua dokter gigi. (a30)
Waspada/Edoard Sinaga
KUNJUNGAN Presdir perusahaan getah PT Bridgestone Togar Simanjuntak didampingi Direktur Rumah Sakit Bridgestone Dr. Suangma A Siregar dan Kepala RST Pematangsiantar Mayor drg. Rein Hard Nababan memuji kebersihan RST saat berkunjung ke RST, Rabu (17/7).
Waspada/Poltak Tarihoran
KONDISI badan jalan di persimpangan Jalan Jati dan Jalan KH Ahmad Dahlan Kel. Pancuran Dewa yang digenangi banjir rob.
Banjir Rob Resahkan Warga Sibolga SIBOLGA (Waspada): Persimpangan badan jalan KH Ahmad Dahlan dengan Jalan Jati Kel. Pancuran Dewa, Kec. Sibolga Sambas sering tergenang karena banjir rob (pasang naik). Akibatnya, sejumlah warga yang bermukim di kawasan itu dan warga yang melintas, resah. Pantauan dan data yang dihimpun Waspada, Selasa (16/7) sore hampir keseluruhan badan jalan di perempatan yang selalu dilintasi angkutan kota dan sejumlah pengendara itu digenangi air, sehingga sejumlah pengguna jalan kesulitan melintasinya. Parahnya lagi, jika terjadi musim hujan, sering menimbulkan banjir di pemukiman itu. “Minggu lalu rumah kami ini digenangi air. Setiap hujan turun, kami selalu waswas akan terjadi banjir. Apalagi, kalau musim banjir rob (pasang besar) sehingga air bertahan dan mengakibatkan pemukiman dan badan jalan
kebanjiran,” keluh Gunung Situmeang, 62, warga yang bermukim di lokasi itu, seraya menambahkan, badan jalan yang berlubang semakin menambah parahnya lokasi itu. Kepala Dinas Pekerjaan Umum (PU) kota Sibolga Ir Thamrin Hutagalung melalui Sekretarisnya Basarulah Lubis yang ditanyai Waspada tentang permasalahan warga itu mengaku, tak lama lagi badan jalan KH Ahmad Dahlan akan dibangun dengan aspal beton. “Tender sudah selesai. Dalam waktu dekat akan dibangun badan jalan yang rusak itu,”kata Sekretaris PU Sibolga dan belum bisa memastikan kapan akan dimulai pelaksanaan proyek berbiaya Rp14miliaritu.Padahal,menurutcatatanWaspada sesuai janji Pemko Sibolga kepada masyarakat sebelumnya, April lalu pengerjaan proyek ini sudah harus dimulai. (cpol)
Waspada/Idaham Butarbutar
BUPATI Padanglawas H. Ali Sutan Harahap (TSO) ketika memberikan sambutan saat safari Ramadhan di Desa Bulu Sonik, Kec. Barumun.
Warga Bulu Sonik Doakan Kepemimpinan TSO Berlanjut SIBUHUAN (Waspda):Warga Desa Bulu Sonik sekitar, termasuk Desa Pagaran Baringin, Pancaukan dan Desa Arse Simatorkis Kec. Barumun mendoakan agar kepemimpinan Bupati H. Ali Sutan Harahap akrab dipanggil TSO (Tongku Sutan Oloan) terus berlanjut. Demikian perwakilan masyarakat dari empat desa itu H. Baginda Siregar, 69, menyampaikan halitudidepanmasyarakatDesaBuluSoniksekitar, Selasa (16/7) pada acara buka dan doa bersama dengan warga Desa Bulu Sonik sekitar dalam rangka Safari Ramadhan 1434 H. Dikatakan, sepanjang kepemimpinan TSO sebagai kepala daerah atau bupati defenitif telah terlihat ada perubahan, bahkan membuka peluang dan kesempatan peningkatan usaha, khususnya bagi masyarakat Desa Bulu Sonik, apalagi dengan dibangunnya komplek perumnas di sekitar wilayah itu. Terlebih lagi setelah barubaru ini Bupati H. Ali Sutan Harahap telah melakukan peletakan batu pertama pembangunan prasarana perkantoran Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) yang terletak di Desa Bulu Sonik. Hal ini tentu akan membuka peluang usaha bagi masyarakat desa Bulu Sonik bersama desadesa sekitar, selain akan membuka peluang usaha juga akan membuat harga tanah semakin meningkat. Untuk itu sudah sewajarnya kita berterimakasih kepada TSO, sekaligus mendukungnya
untuk melanjutkan pembangunan lima tahun ke depan, kata H. Baginda. Kepala Desa Bulu Sonik Drs. Zulkarnain Nasution, Kepala Desa Pagaran Baringin Humala Lubis, Kepala Desa Pancaukan Sasir Hasibuan dan Kepala Desa Arse Simatorkis juga berterimakasih atas program Pemkab Padanglawas dibawahkepemimpinanTSOyangtelahmembuka peluang dan kesempatan bagi masyarakat setempat. Sebelumnya Bupati Padanglawas, H. Ali Sutan Harahap (TSO) menyampaikan bahwa program pembangunan yang dilaksanakan itu tidak terlepas atas dukungan kerjasama semua pihak, termasuk legislatif dan seluruh elemen masyarakat. Diharap kerjasama yang baik ini akan terus berlanjut, sehingga peningkatan kesejahteraan masyarakat segera tercapai. Dalam kesempatan itu, Bupati juga memberikan bantuan genset untuk masjid desa Bulu Sonik, serta santunan sebagai tali kasih kepada ratusan anak yatim dari empat desa. Turut hadir dalam acara itu anggota DPRD Padanglawas seperti H. Fahmi Anwar Nasution, H.M. Yunan Hasibuan dan Ir. Haris Simbolon, Sekdakab Drs. H. Irfan Soaduon Hasibuan, Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Padanglawas H. Sehat Muda Hasibuan, Lc, MA, beserta sejumlah pimpinan SKPD. (a33)
Meski Panwaslu Imbau Tunda
Hari Ini KPUD Palas Tetapkan Nomor Urut Cabup-Cawabup SIBUHUAN (Waspada): Meskipun Panwaslukada Padanglawas (Palas) mengimbau KPUD untuk menunda pelaksanaan penetapan cabup dan cawabup Palas serta penetapan nomor urut pasangan dengan suratnya bernomor 222/260/ PANWASLUKADA-PL/VII/2013, namun KPUD setempat tetap melaksanakan tahapan sesuai tanggal ditentukan, Kamis (18/7). “Sangat tidak relevan, hanya karena waktu yang sempit untuk melakukan pemeriksaan keabsahan persyaratan calon penetapan cabup dan cawabup harus ditunda untuk batas yang tidak ditentukan,”ujarKomisionerKPUDPalasRahmad Ependi Siregar di Sibuhuan, Selasa (16/7). Dikatakan, penyerahan copy berkas calon bupati dan calon bupati kepada Panwas telah dilaksanakan 12 Juni lalu, sedangkan penetapan calon dan penetapan nomor urut dilaksanakan 18Juli.“BilapihakPanwasbekerjadengansemestinya,pemeriksaanberkasdapatdiselesaikan,karena panwas terdiri dari tiga orang dan mereka mempunyaistafyangmampubekerja,”ungkapRahmad. Dalam surat yang ditandatangani Ketua Panwaslukada Sunardi S.Ag itu disebutkan, memperhatikan tanda terima foto copy berkas calon kepala daerah dan wakil calon kepala daerah yang diserahkan KPUD, atas nama Rahmad Efendi Srg kepada Panwaslukada 12 Juli 2013, untuk itu Panwaslukada Palas sebagai bentuk pengawasan freventif mengimbau agar KPUD Palas menunda penetapanpasangancalonbupatidanwakilbupati Palas dan menunda penetapan nomor urut pasangan cabup dan cawabup. Hal itu dikarenakan penyerahan copy berkas calon bupati dan calon wakil bupati kepada
Panwaslukada, sehingga sangat sempit untuk melakukan investigasi kebenaran/keabsahan persyaratan calon. Secara terpisah Devisi Umum Panwalukada Palas, Abdul Rahman Daulay yang dihubungi Waspada,Rabu(17/7)mengatakantidakmengetahui surat imbauan penundaan itu, katanya tidak ada pemberitahuankepadaDevisiUmum.“Sayasedang di Medan mengikuti rapat kerja dan rapat kordinasi di kantor gubernur dan hari ini menghadiri pelatikan Bawaslu,” ujar Rahman. (a34)
Pemko P. Siantar Gelar Pasar Murah Sembako PEMATANGSIANTAR (Waspada): Guna meringankan beban ekonomi dan keuangan masyarakatkhususnyadalammenghadapilebaran, Pemerintah Kota Pematangsiantar melalui kantor DinasPerindustriandanPerdagangan(Disperindag), Kantor KetahananPangan dan Bagian AdministrasiPerekonomian,menggelarpasarmurahsembako di 16 kelurahan di kota itu. Kepala Dinas Perindag.Pematangsiantar, Zainal Siahaan, kepada Waspada di ruang kerjanya,Rabu(17/7)mengatakan,ke16kelurahan yang ditetapkan menjadi lokasi pasar murah sembako itu terdapat di delapan kecamatan yaitu Kec. Siantar Utara, SiantarTimur, Siantar Marihat, SiantarSelatan,SiantarSimarimbun,SiantarMartoba, SiantarSitalasari.Pasarmurahsembakodilaksanakan 15 sampai 19 Juli 2013. Di pasar murah ini dijual bahan pokok kebutuhan masyarakat seperti beras, gula, tepung dan lain sebagainya. (crap)
C4 Sambungan ... 200070202 200070203 200070204 200070205 200070206 200070207 200070208 200070209 200070210 200070211 200070212 200070213 200070215 200070216 200070217 200070218 200070219 200070220 200070221 200070222 200070223 200070225 200070226 200070227 200070228 200070230 200070232 200070234 200070236 200070237 200070238 200070239 200070240 200070241 200070242 200070243 200070244 200070245 200070246 200070247 200070248 200070249 200070250 200070251 200070252 200070253 200070256 200070257 200070258 200070259 200070260 200070261 200070262 200070263 200070264 200070265 200070266 200070267 200070268 200070269 200070270 200070271 200070272 200070273 200070274 200070275 200070276 200070277 200070278 200070279 200070280 200070281 200070282 200070283 200070284 200070285 200070286 200070287 200070288 200070290 200070291 200070292 200070293 200070294 200070295 200070296 200070297 200070298 200070299 200070300 200070302 200070303 200070304 200070305 200070306 200070308 200070309 200070310 200070311 200070312 200070313 200070314 200070315 200070316 200070317 200070318 200070319 200070320 200070321 200070323 200070325 200070326 200070327 200070328 200070329 200070330 200070331 200070332 200070333 200070334 200070335 200070336 200070337 200070338 200070339 200070340 200070341 200070342 200070343 200070344 200070345 200070347 200070348 200070349 200070350 200070351 200070352 200070354 200070355 200070356 200070357 200070358 200070359 200070360 200070361 200070362 200070363 200070366 200070367 200070368 200070369 200070370 200070371 200070372 200070373 200070374 200070375 200070376 200070377 200070378 200070379 200070380 200070381 200070382 200070383 200070384 200070385 200070386
NURAINI BUCHARI ALI IR ERMIETA SURANTIO AGUSTINA ERNIATI ALI PAHANG NITA HARIANI NURDIN DR ADLIN ADNAN SPTHT DR SALIA LAKSWINAR SPKK IRWANSYAH ELFINA SARI SARIMAMIN HARAHAP DRA RUBIAH SELAMAT HASANUDDIN RITONGA SITI AMINAH PARIYAH SITI ROSNI HARAHAP OMPU SERI RATNASARI SARMIDI S.AG MUHAMMAD SUJAI RAMLAN HARAHAP SITI MUTMAINNAH MISNAH ROHANA NURLIAH SRI RAHMI ZAINUDDIN NASUTION SUPIAH NGATIRIN AIDAH LASMINI RACHMAWATI RATNAWATI DATUK MUDA SUPRI ARI ATWAN.SH EUIS MARYATI PARMUHUNAN SIREGAR HADIJAH ROSLINA HARAHAP ASMAR LATIN SANI HASIBUAN, SH PAIRIN SUTINAH ATI SUMARTINI LATIFAH HANUM SITI ZAHARA YUNUS HJ KHOIRUDDIN HARIANJA JASMI KHAIRUL SALEH SAPUDDIN ROSTINI SITI PANGGABEAN ALI ARIFIN SULISDAWATI CEK RADHIAH ZAIDATUN NAIMAH YULIWATY TANJUNG IRWINA AZWITA MATONDANG SAMSIR ALAM SUHADDIN HARAHAP NURHAYATI LUBIS ABDUL WAHID SIREGAR ZAHARA LUBIS NAZMAH NASUTION NIRMAWATY TANJUNG NURUL AIN TUMINI WAIZUL QARNI SAG DEWI SESMERA HABSAH RUKIYAH ZULKIFLI NASUTION KHODIJAH FATIMAH NUR GULO NURASTUTY PRAWOTO WATINI SLAMET HARIS,SH MESLAN MISNI ASMAH SARBIAH CHRISTINA DEWI SIREGAR MARMI SABDAR HARAHAP ZAMZUMA HSB UDIN SARWANTO IRDA YULIKA MARHAINI SRI WAHYUNI ZAINAL ABIDIN ERFAN IDA SURYAWATI,SH TAJUDDIN NASUTION SUSILAWATI PAIMIN SPD YUSDALINA JUMINTEN SUHADI, DRS WAGIRAN NAJA MUDDIN HASIBUAN ZULFAWATI S MASRO HASIBUAN RUDISYAH PUTRA NURLENA MHD ANSARI LUBIS SADIMIN SUMARNI ZUBAEDAH ARIFIN EFENDI JULIANA SARI SABILAL RASYAD S SOS MAHYUNA DASMANIAR RAJA CHAZALI ASKARIN BAHDER DJAYA ASNAH MUHAMADDIN SABAIYAH PAIRIN NIRAWATI SETIATI BR SEMBIRING MARYONO SRI NANIATI BINANGA SIREGAR SUWITO ROSLELAWATY HARAHAP M FAISAL NURMI MARSONO MUHAMMAD ALWI SITORUS DIMIN NGATIYEM NUNING AULIA PARLINDUNGAN HARAHAP DERLIANA SIREGAR NUR SIAH PULUNGAN ZULHAM SJ PIAR HASIBUAN JUNI SRIATY ELLY NADRA BUTET MANGUNSONG IR ANDI MULIA SALIM,DRS RUSMIATI,DRA YANTI PRAWITA SARI NGATMI MISBAN NGADINAH AMRAN JAFAR IR. MARYONO SAMPOERNO DELIANA RASYID LUBIS NURHAYATI PANE FARIDA HANIM LUBIS SYAHRIADI MILKA HAPSAH SUTAN ALOM MUDA HRP NURLELY BORU DAMANIK SURAIS MADEN SIREGAR FARIDA YATI.DRA NURYATI ELPIANA SIREGAR PARDAN HELVIS HENRY BA KASINI IR. DEDDY SYARIFUDDIN ARITONANG
Nama-nama Calon Haji Sumut Berangkat 2013 200070387 200070388 200070389 200070390 200070391 200070392 200070393 200070394 200070395 200070396 200070397 200070398 200070399 200070400 200070401 200070402 200070403 200070404 200070405 200070406 200070407 200070408 200070409 200070410 200070411 200070412 200070413 200070414 200070415 200070416 200070418 200070419 200070420 200070421 200070422 200070423 200070424 200070425 200070426 200070427 200070429 200070430 200070431 200070432 200070433 200070434 200070436 200070437 200070438 200070439 200070440 200070441 200070442 200070443 200070444 200070445 200070446 200070447 200070449 200070451 200070452 200070453 200070454 200070455 200070456 200070457 200070458 200070459 200070460 200070461 200070462 200070463 200070464 200070465 200070466 200070468 200070469 200070470 200070471 200070472 200070473 200070474 200070475 200070476 200070477 200070478 200070480 200070482 200070483 200070484 200070485 200070486 200070487 200070488 200070489 200070490 200070491 200070492 200070493 200070494 200070496 200070497 200070498 200070499 200070500 200070501 200070502 200070503 200070504 200070506 200070507 200070509 200070510 200070511 200070512 200070513 200070514 200070515 200070516 200070517 200070518 200070519 200070520 200070521 200070522 200070523 200070524 200070525 200070526 200070527 200070528 200070529 200070530 200070531 200070532 200070533 200070534 200070535 200070536 200070538 200070539 200070540 200070541 200070542 200070543 200070544 200070545 200070546 200070548 200070549 200070550 200070551 200070552 200070553 200070554 200070555 200070557 200070558 200070559 200070560 200070561 200070564 200070566 200070567 200070569 200070570 200070571 200070572 200070573 200070574
DRS EDDYZAR SYAH SATINI ROSMAWATI RAHIL UMAR MASNILA GINTING TINA MALINDA ABDI EFENDI SIREGAR ENNY USMAN PURBA SAMRIN BATUBARA SWARTI ASNI HARTATI HUTAGALUNG NURIDAH NAFSAH NASUTION AINUDDIN NASUTION MARA LIKOT HARAHAP IDA WATI BATUBARA SAYUDI MUHAMMAD ALI NASUTION LC,MA NURTIA BATUBARA HERMAN ROIDA KHAIRUNIAH H.M. YUNUS BATUBARA ROSMAINI NASUTION SITI RAHMA BATUBARA DAHLAN HASIBUAN.DRS MAHANUM SIREGAR S.PDI DARMADI SUPARDI NURBAITI SAMOSIR NASFAR AMIN SIREGAR BERLIANNUR KHODIJAH NST ZULKARNAIN ISKANDAR SIREGAR MASITAH AHLAN WASAHLAN SUTAN MALIM HSB BIBA NASUTION MASKURI SIREGAR,SH BETTY, SH NURAINI BAHRUM HASIBUAN NUR AINUN LUBIS USMAN HARAHAP NURMIAH SAIDUL AMRI NIZMAH, S.PD MUKHTAR SIMATUPANG MASRUNY MUNTHE DARWIN SIREGAR DARIANA MISMAN SAINEM MULYANI ROSMIATI PANGADILAN SIREGAR ROSMAWATI HASIBUAN MARJAN NUR KIAM SINAGA SOLIKIN SRI AWAN AMIRUDDIN NASUTION NURAINI SURBAKTI M ALI IESMAN PASA JANUARI PANE FATMAWATI LUBIS EFENDI MANURUNG NURHAYATI M.BAHARUDDIN DALIMUNTHE MAHYUN HASIBUAN MHD. RAJAB NASUTION SANIYEM KARSINAH MASDIANA JURIANTO HJ SABNAH SAIMAN HJ SRI MAHTUM FIDYA ULFAH TASWIR SENEN SARAGIH MASNA NORMA ASNI RAMBE HALIL NASUTION IR AISYAH MHD. RASYID TINUR SIREGAR HALIMAH NASUTION NURZANNAH JAHARA EMY RAMIATI NUR’AINI POHAN NURSIYAH NELSON SEMBIRING,IR BATARA HUAYAN HARAHAP NURAINI CHAN, IR NGUDI PARNINGSIH WARTIMAN ANDI IRWANSYAH NASUTION SH MARIANA RITONGA ANHAR DRS AWALUDDIN ZEIN SRI NORMALIANI ROSDEWITA SIMAMORA MASDEWI HARAHAP SAMAKMUR ANNI HALILA HASIBUAN MISRAN.L SITI HAJAR ALAMSYAH NAZARUDDIN SEMBIRING HALIJAH SITI AGUNA SIREGAR KALSUM SIREGAR RATNA SIREGAR TIOROM HUTASUHUT SITI LANNA SIREGAR NITA ZAHARA R,DRA ZUFRI HARAHAP.SE ISKANDAR SITI RAHMANI LUBIS NUR ASYIAH WAGIYEM DALIARTI IRMA AYU KARTIKA NURAINI TANJUNG MASNUN WAGINTEN MASNIARI SISWOYO ST ZAINAB ENDANG SRIWAHYUNI AKHMAD SYAHRI SULIANO DRS SITTI RAMLAH SUTIAH SM DRA RAMLAH NURSYAMSIAH SE AMIRUDDIN SIPAYUNG DRS ZAITUN NASUTION RATMI SITI KHADIJAH GINTING USMAN MASNUN NURHAYATI LUBIS PAISAR LUBIS MASRI NASUTION NURBAITI HARAHAP MALIKEN SITEPU AHMAD SYUKRI RANGKUTI,DRS DEWI MURNI NASUTION,DRA NURLAILI SAMOSIR ENNY ELITA NASUTION MUKLIS NURJANAH HASNAH SIREGAR.DRA EMAH BR PA JAYA SITEPU SITI ROHANI PARAPAT NGAKURKEN BR TARIGAN WINNY REZEKIKA OCTARY LUBIS DARWIN LUBIS DRS PARIDA HANUM MHD ILHAM RIYADH SP ERAYADI RIBUT HARAHAP MASNA HASIBUAN LAILA MAJNUN EDISON MERY YUSLAINA JAMRAH
200070575 200070577 200070578 200070579 200070581 200070582 200070583 200070584 200070585 200070587 200070588 200070589 200070590 200070591 200070592 200070593 200070594 200070595 200070596 200070597 200070598 200070599 200070600 200070601 200070602 200070603 200070604 200070605 200070608 200070609 200070610 200070611 200070612 200070613 200070614 200070615 200070616 200070617 200070618 200070620 200070622 200070623 200070624 200070625 200070626 200070628 200070629 200070630 200070631 200070632 200070633 200070634 200070635 200070636 200070637 200070638 200070639 200070640 200070642 200070643 200070644 200070645 200070646 200070647 200070649 200070650 200070651 200070652 200070653 200070654 200070655 200070656 200070658 200070659 200070660 200070661 200070662 200070664 200070667 200070668 200070669 200070670 200070671 200070672 200070673 200070674 200070675 200070676 200070677 200070680 200070681 200070682 200070683 200070684 200070685 200070686 200070688 200070689 200070690 200070691 200070692 200070695 200070699 200070700 200070701 200070702 200070703 200070704 200070705 200070706 200070707 200070708 200070709 200070710 200070711 200070712 200070713 200070714 200070715 200070716 200070717 200070718 200070719 200070720 200070721 200070722 200070723 200070724 200070725 200070726 200070727 200070728 200070729 200070730 200070731 200070732 200070735 200070736 200070737 200070738 200070740 200070742 200070744 200070745 200070746 200070747 200070748 200070750 200070751 200070752 200070753 200070754 200070755 200070756 200070757 200070758 200070759 200070760 200070762 200070763 200070764 200070765 200070766 200070767 200070768 200070769 200070770 200070771 200070774 200070775
NURDIN MORLAN RAMBE NUR AZMI HUTAPEA MAKSUM SIREGAR TOIBAH TANJUNG HAPSAH H. YUHERDI BS ISMED GUMANTI SIMATUPANG NOFRIDAYANTI SE MASNIAR HARAHAP, DRA MANGARAJA LINGGOMAN NASUTION SAHNIM DAMANIK GOLIMAN SARAGIH AZIZAH DRA SALBIAH HASNAH YUSRI IR SUMARNI KHAIRANI AHMAD HARAHAP MASITOH RITONGA PAGAR PASARIBU SYARIAH SILAEN ALINAFIAH LUBIS SH BACHTIAR M. MERSIA ERA YENITA SKOM UMIYAH MASDINAR POHAN DELIANA, DRA RAMLAH SIREGAR PODO SANIYEM IR FAUZI OMAR SONYA MAHARANI RUKIJAH SINAGA ZULFITRI JAMILAH.DRA WASPINI ABM.JUNI BIN YUSUF NURHARTINI SARIMALA NASUTION MUCHTAR ZAHARA KURNIA DWI JULIANTI SA’ANAH DARWIN NASUTION HASWATI SUTAN BAHARUDDIN YAHYA SANGKOT KLIWON IRLINDA LUBIS SE JAIDAR M. MANAN KARLINA MUHAMMAD SAHID ROKAYAH ASNI NASUTION UMAR HAMID SISWANIARTI MASITAH SPD KUMALA PORKAS NASUTION RAMLAN SERIANA RISNAWATI, SPD I FUJIATI, DRA HASAN ASARI MA.DR SURATMAN K UBAIDIYAH ACHMAD P NGADIEM RATMAWATY ILHAM ABDUL HAMIT SITI HAWA SUWANTO HERAWATY HARAHAP PONIJEM SITI SARMILA RAFIDA JUNAIDI SITEPU ADNAN HASIBUAN MURNI SIREGAR ROSMALIAH ASMAH RANGKUTI ROSNANI LATIFAH NUR ABDUL RASYID NURHAYATI KHOLILAH OSMANI JUPRI AHMAD YANI MARZUKI, SH RISMANIAR PULI IBRAHIM LUBIS NURHAYATI SIREGAR WAGINI A.JULFITRIE KACARIBU, SE NARTIK SALMINAWATI TARIGAN, S.PD SUPRIYANTO RIDA AGUSTINA TAMPUBOLON ELLY SORAYA EMILIANA ASMIDAR HARDY S. HUTABARAT, IR BOGER HENDRIK SYAFRIL AIDI NASUTION, SST HARISUNNUM SPD SUNARDI T SARIFAH BISMAN SANGKOT TIRAYAM MARTA BR SIMANJUNTAK BUYUNG KENAR, DRS LAYLI MUHAMMAD YANI ZULBAIDAH MASDALIFAH SIREGAR AFRIDA HANUM JULIANI DWITA IR NOOR ASYIK T,ARIFULSYAH DARLIN SPD FATIMAH DJANIKAM SIKALOKO KALIMAN SYARIFUDDIN M. ARSYAD KHAIRUDDIN RAMLI, KAMARUDDIN NASUTION SYAFRIDA HANI NASUTION SAMPE IMAH ROSMAIDAH ASMAH NASUTION RUSLI NASUTION HELMIDA SARIAM HARAHAP JALIMAH ANGKAT RASUNA T.FARIDA ANWAR DALIMUNTHE S.PD RIAM FARIDA NASUTION AMIRUDDIN H SUGIARTI M KHOLID DAULAY RAMLAH ABDUL AZIS NURSIAM DERMI SAWATI SIREGAR DATUK PANE DAGO MUNASIH MUNTHE JURIAH NAINGGOLAN FAT AMINAH, DRA, MSC.APT NURSAIBAH ABDUL AZIS KAHARUDDIN HUTAGALUNG ROSMAIDA MARBUN KASMAWATI MARIYAM SUSILAWATI YUSNIATI AS SAHBELA DALIMUNTHE MINTA UBAH SIREGAR MAHYADI DELIANA NASUTION MARIANI ELVI SULASTRI SIREGAR
200070776 200070777 200070778 200070779 200070780 200070781 200070782 200070783 200070784 200070785 200070786 200070787 200070788 200070789 200070790 200070791 200070792 200070794 200070795 200070796 200070797 200070798 200070799 200070800 200070801 200070802 200070803 200070804 200070805 200070806 200070807 200070808 200070809 200070810 200070811 200070812 200070813 200070814 200070816 200070817 200070818 200070819 200070820 200070821 200070822 200070823 200070824 200070825 200070826 200070829 200070830 200070831 200070832 200070833 200070834 200070835 200070836 200070837 200070838 200070839 200070840 200070841 200070842 200070843 200070844 200070845 200070846 200070847 200070848 200070849 200070850 200070852 200070853 200070857 200070858 200070859 200070860 200070861 200070862 200070863 200070864 200070866 200070867 200070868 200070869 200070870 200070871 200070872 200070873 200070874 200070875 200070876 200070877 200070878 200070879 200070881 200070882 200070883 200070884 200070885 200070886 200070887 200070888 200070891 200070892 200070894 200070895 200070896 200070897 200070898 200070899 200070900 200070901 200070902 200070904 200070905 200070906 200070907 200070908 200070909 200070910 200070911 200070912 200070913 200070916 200070917 200070920 200070921 200070922 200070923 200070924 200070925 200070926 200070927 200070928 200070929 200070931 200070932 200070933 200070934 200070935 200070936 200070937 200070938 200070939 200070940 200070942 200070943 200070944 200070945 200070946 200070947 200070948 200070949 200070950 200070951 200070952 200070953 200070954 200070955 200070956 200070957 200070958 200070959 200070960 200070961 200070962 200070963 200070964 200070966
NUKMAN SAFI’I PANE HADIL MASBUH LUBIS AINUN ZARIAH DAULAY ULFAH SARI SIREGAR RAWI MARIANA BR GINTING HOTMA WARNI GOKKON HARAHAP SAADAH BATUBARA EMAN SISWANTO ANITA JULI FRISKA RANISEM ROSDEWI HASIBUAN KHAIRIL MNOER NUR AINI SRI HASTUTI MAIMUNAH HARIS FADILLAH FATIMAH BETTY CIK SUPARMI SUKMAWATY.S.PD ANI ASMARIYATI MASNUN LUBIS SAMIJAH RUDI HARSYAD LUBIS SARIANI SORMIN ASYIAH NUR AGUS SARMILI HARAHAP RAHMAT SURYA S SOS HASBALLAH MUSINAH MUHAMMAD HAFIDZ AZNINA MARU AO T MUHAMMAD ZUHERRY HERNINGSIH LAMSANA SIREGAR NURHANIM PANJAITAN, DRA MUHAMMAD ALINAEK BATUBARA SUJONO SUPARTI UDIN NASUTION RAMSAH SIREGAR ENIK ABU TAMBUSE DINGGOL SIREGAR PARLAUNGAN HARAHAP NURADIAH SITI AMINAH KAMARUDDIN TENGKU SITI RAHMAH SUKMA LINDA HERAWATI GIRSANG SUPARNO MULIANI FATMAH SAKBAN SAIPAN NUR LUBIS SAHRANI SUMIATI ZULKARNEN ANSORI, DRS MEYNIAR ALBINA, DRA MASNIUN HASIBUAN ZUARDI JAMAAN HOTMAIDA SIREGAR NUR AINI HABBAINI ALI AKBAR LUBIS RAHMA NASUTION SUGENG MINAH LOKOT MANISO SAMAN DELSY RISNAYUNI AMINI UMI KALSUM SINAGA PARLAGUTAN DALIMUNTHE SITI AWAN DALIMUNTHE NURHANA NASUTION IR EDI SANTOSO NURHAIDA SARAGIH EFENDI HARAHAP SE INDRA SAKTI HARAHAP, IR SRI HARTATI JULI ANA, DR MEINI HAMZAH SIHOTANG DHAMAYANTY HESTI SYAMSUDDIN TARMIZI INDRA PRAJA PARINDURI JUANG HASMARIA DHANI SARIPUDDIN LUBIS LUSI FITRI YENI ZULAIDI NURYANTO SARMANUN RANGKUTI EDY AGUSTRI ROHANIM SALAM SIREGAR NURHAYATI, BA SRI SUSANTI NINGSIH ERNAWATI LUBIS IRFAN LUBIS.IR A HUSYIN SIREGAR DIAN RIZKI AULIA MUSIKEM ANNA BR SITEPU RINA ROSNIATI SINULINGGA DARMANSYAH RANGKUTI, DRG. SYAFRIDAH OKKY IWAN P.TOJIB ELVI ERA SASTRA SE SAROH NOVITAYANI ABDUL RAHIM IRIANIZAR ASBAR HASIBUAN PANGGABEAN SURYATI SAYAMAN NST LAMSIAH HSB PARMULAAN NST LINDA DEWI WANNI RAMLAH SARI SUNARYONO NURHAYATI ERLIS DELLIANA SAHORUM SIREGAR SUPARMI ABD ROSIP NST PARIDA HANNUM NURLIANA SIMATUPANG M.SYAHRANI BARUS NAZLY ASBONAH SPD DELI MASYURI NORMAH AMROH NASUTION EVARAHMI, SE HABIBAH RATNA JUWITA RUMINAH TINTIN SUMARNI LUBIS,DRA MHD SYARIF MSI MPD ISMAIL HARYONO,DRS JUMIATI SPD SAPIATUN MARDIA IRWIN DUMAN S MESRAWATI NURLINA DARWIS ROSMAWATI NERLI KHAIRANI NASUTION, DRA P MAULANA YUSUF HARAHAP,SE IRWAN AMIR HAMZAH SIREGAR, MSI ZAIDAR FAULINA JULIANDA INDAH SARI DRS.MADAYAN ELIANI SPD SADIE MARASUDDIN HARAHAP MARLIA RANGKUTI WAKIM RIYANI JULIA S ARITONANG DAHNILA DAULAY SUGITO ISMAIL EFFENDY HARAHAP SYARIFAH HAYATI SATIRAN RUDIAH ANWAR CARE AMRIAH LUBIS
200070968 200070969 200070970 200070971 200070972 200070973 200070974 200070975 200070976 200070977 200070978 200070979 200070980 200070981 200070982 200070983 200070984 200070985 200070986 200070987 200070988 200070989 200070990 200070991 200070992 200070993 200070994 200070995 200070997 200070998 200070999 200071000 200071001 200071002 200071003 200071004 200071005 200071008 200071009 200071010 200071011 200071015 200071016 200071017 200071018 200071019 200071020 200071021 200071022 200071025 200071026 200071027 200071028 200071029 200071030 200071031 200071032 200071033 200071034 200071035 200071036 200071037 200071038 200071039 200071040 200071041 200071042 200071043 200071044 200071045 200071046 200071047 200071048 200071049 200071051 200071052 200071054 200071055 200071056 200071057 200071058 200071059 200071060 200071061 200071062 200071063 200071064 200071065 200071066 200071067 200071069 200071070 200071071 200071072 200071074 200071075 200071076 200071077 200071080 200071081 200071082 200071083 200071084 200071087 200071088 200071089 200071091 200071092 200071093 200071096 200071097 200071098 200071099 200071100 200071101 200071102 200071103 200071104 200071105 200071106 200071108 200071109 200071110 200071111 200071112 200071113 200071114 200071115 200071116 200071117 200071118 200071119 200071120 200071121 200071122 200071123 200071124 200071125 200071127 200071128 200071129 200071130 200071131 200071132 200071133 200071134 200071135 200071136 200071137 200071138 200071139 200071140 200071141 200071142 200071143 200071144 200071145 200071146 200071148 200071149 200071150 200071151 200071152 200071153 200071154 200071155 200071156 200071157 200071158 200071159
AMRAN HARAHAP SYAMSINAR MARNIAH YAMIN TANJUNG DRS BASRI PANJAITAN NANA BR SITUMORANG ERMAWATI,S.PD INDRA WATI DAHRIYAH DARMAWATI MAHDI NURILAN NASUTION ARNIZA ERMAN MUCHSAN POWER DRS GUMRI NASUTION M ALI PERKASA LUBIS ST SYAWALIDAH LILARIANI SIREGAR HAYATI ADMI WAGIYEM IDA LESTARI AHMAD JIHAT LUBIS MIRWAN PANGGABEAN IPAWANI ASTUTY JUSLIDA SIDIK BUSTAMI EDIAS PUTRA SUTIAM NAJWATIN HIA NAZIRUDDIN NASUTION M.RIVAI DALIMUNTHE RAMLI S ZULFAHMI DRS NURAINI LUBIS WAGINEM SUMARDIONO M.NURDIN SIREGAR ANWAR ARDY, MBA, DRS SUHAIBAH, DRA MASLENA SIREGAR SYARIFAH HSB MUHAMMAD NASIR NASUTION NURUL AGUSTINA ISMARNOTHO ISMAIL SUDIRMAN,DRS SURIANI SULASTRY,HJ ASMAH BR SIAGIAN JULIANDI BRUTU S.SOS HAMIDAH NASUTION HASANUDDIN BATUBARA AWALUDDIN HUSNAINI ADE PUTRA HASIBUAN NASRUN SIREGAR LUTFIAH HASIBUAN JAIMAH NURLELA ASNIAH MUSDALIPA NASUTION SIDDIK SITUMORANG LASINEM ABDUL SALAM ASNIAR NGADIKEM MUHAMMAD SUWARNO SENI WATI INDRA JAYA KADARCA MARKAN ABDUL HADI HASIBUAN NURJELITA NAEK SILALAHI ELLY SURYANI WAHYU PRAYOGI MARSIMUN FAJRIATI IR AMNIZAR ELVI ZURAIDAH NASUTION MUCHLIS DMT SALMAH NOVRIZAL SAPUTRA.AR JAMALIYAH NUR DIYAR SIREGAR YULIANA BR PANJAITAN SAIMIN FATIMAH MADLANI RITONGA SRI SITI SUNDARI YUSNAINI DRS.ABIDIN AZHAR LUBIS TUKIMIN IR NURMALINA NASUTION IR MISMAN SA’ADIYAH TRIANA SEMI RAHMANTO NURHAIDA HASYIM NURHAMIDAH OZY LINDA YAHYA LUBIS ROSLINA HASIBUAN AISYAH BR. HASIBUAN FITTRIYAH HANUM WAN IRIANA WAN SURYANI, SE YULIASTI SIREGAR AMRUDDIN SIHOTANG M. DARWIN LUBIS, SH RUSTAM ISMAIL DIAH WIATI IRWANSYAH NST,SH,M.HUM ASMAWATI SEMBIRING,DRA MULYATIN ASIAH SUNARTY RS R.SURIONO.DRS NURLELA L.RUSLAN RAMBE MULIATI NURLELA TANJUNG FARIDAH L H PARDEDE RADIATUN LELY FARIDA LUBIS SOETRASTO S SUMARNO MOHD ZULFAQAR SANGKOT HASIBUAN SALMAN HARAHAP NURLIANI SRG SYAFRAN S AG LAWAN GINTING SYAHRIN SOFYAN DAHRUDDIN ZA BURNIDA ALI AMRAN ERIZA DAHLIANA SSI,IR ALIDA HANIM LUBIS KHOIBAH NURSAIMAH HJ IRMA BAHAR HADRA ELIZAH MUSADDAD RANGKUTI SETIAWAN ROSNIDA MASWARNI HARAHAP, SE NURLATIFAH,SE NURHAYATI BR PANE BOSAR HARAHAP ROSLAINI YUSNIDA SIREGAR KATINO JUMIRAH BUHAIRI MUSLIM MAWARNI SOFYAN EPENDI SIREGAR HODNI SUPIYAH SAYUTI AMIN DRS SALMAH YUSRI DRA SYAHRIL ROHANI ZAINAB MANURUNG HASBI NASUTION SANGKOT SITORUS HALIMATUSSA’DIAH ROSANAH LUBIS SOPIAH SIREGAR AJIJUDDIN LUBIS
200071160 200071161 200071162 200071163 200071164 200071165 200071166 200071167 200071168 200071169 200071170 200071171 200071172 200071173 200071174 200071175 200071176 200071177 200071178 200071179 200071180 200071181 200071182 200071183 200071184 200071185 200071186 200071187 200071188 200071189 200071190 200071191 200071192 200071193 200071194 200071195 200071196 200071197 200071198 200071199 200071200 200071201 200071202 200071203 200071205 200071206 200071207 200071208 200071209 200071210 200071211 200071213 200071214 200071215 200071216 200071217 200071218 200071219 200071220 200071221 200071222 200071223 200071224 200071225 200071226 200071227 200071228 200071229 200071230 200071231 200071232 200071233 200071235 200071238 200071239 200071240 200071241 200071242 200071243 200071244 200071245 200071246 200071247 200071248 200071249 200071252 200071253 200071254 200071261 200071262 200071264 200071265 200071266 200071267 200071268 200071269 200071270 200071272 200071274 200071275 200071276 200071277 200071278 200071279 200071280 200071281 200071282 200071283 200071284 200071285 200071286 200071288 200071289 200071290 200071291 200071292 200071293 200071294 200071295 200071296 200071297 200071298 200071299 200071300 200071301 200071302 200071303 200071304 200071305 200071306 200071308 200071309 200071310 200071311 200071312 200071313 200071314 200071315 200071316 200071317 200071318 200071319 200071320 200071321 200071322 200071323 200071324 200071327 200071328 200071329 200071330 200071331 200071332 200071333 200071334 200071335 200071336 200071337 200071338 200071339 200071342 200071343 200071345 200071346 200071347 200071350 200071352 200071353 200071354 200071355
SOPAN K SINULINGGA ARNIS TJAN DRS.WARDIMAN MA HANAFI SIREGAR RAYANI PURBA DRA RAHMAWATI SALMI EFFENDI DRS MPD ARLINA DRA PAIDI MUHAMMAD NUR HAITAMY SRI HASTUTI,SE NURASIAH MARZUKI NASUTION ASPANI PULIANNA GULTOM MAIMUNAH ROMLI HARAHAP SITI ARBIYAH NURLIAH LILLA RAMBE TRIMURTINY M AMRIN MUNTHE SH RITAYATI RIDWAN YS S.SOS INDRA SOMBA HASIBUAN NURLELI HAMDAH HENDON ABDURAHMAN ASNI WARNIDA IRWAN EFENDI SIREGAR LC H ELIDA MAHDA NASUTION ARBIAH PURBA ARWIN SELAMAT SRI ASIH ALI NAPIAH HUSIN BASTIAH SITI MAHANI HARAHAP. DRA SYAFRIDA SUNARMIN SANGKUT LIMBONG SYAIFULLAH RITONGA, DRS ZULHELMI SH. WATI SUARTI SITI ARAH BR BANCIN ZALINAR S.AG SUKATMI SYAWALUDDIN IZRUN NASUTION ROMBANG SIREGAR ASIAH AMIN ,A.MA NGAPINI MASDIANI TASLIN NASUTION,SH HASANUDDIN NASUTION MEI HARNI SITUMORANG FATIMAH IR.KEMIN INDRAYANI PANJAITAN SPD ALHAM NURHANIFAH LUBIS AZWAR RAHMANTO M.NOER BADAL SUMARNI WARDANI PARINDURI MARYANA MUSA SULASMI VALENCIA DRA SINAR ERNA TASMI MOHAMMAD IRFAN, IR MAISURI RAFNI, DRG ILYAS HARAHAP SITI SAHARA MAIMUNAH ASMIAR, SPD IBRAHIM, IR INTAN MURNI SIREGAR, IR DEWI AGUSTINA ERLIANA,SE HERWAN HB IBNU HAJAR,DRS HALIMATUSSA’DIYAH,SPD DELIMA SIAHAAN ILYANA SUFRIDA RAFEAH RAHMAH SUNARDI KELUMPUK DARMAWAN,SE DR.LILY IRSA DORIS ABIDIN NURILAM NASUTION MUHAMMAD IRPAN DRS SPD TETI IRIANI JUNIATI SIANTURI MAULIDAH NURJANAH ZAHARA ROSNA HARAHAP NASRI HASIBUAN SELAMAT SIRAIT HALIPA SYAHRIL AMANSYAH SUTINAR RUMINI BASYARIAH HAMZAH DRS MUHAMMAD M.KES AHMAT MARA GANTI DALIMUNTHE SITI HALIMAH MUHAMMAD ASRORI MAHMUD LUBIS NAIK MANIK TOANI BR. BERUTU BAHRAN SIREGAR DRS NURTIAMIN HARAHAP BAMBANG SUKARDI AINUN MARDIAH IRWANSYAH NASUTION SONJA AGUSTINA HARAHAP NURHASANAH SUPANDI PARDINO MULYADI MUHAMMAD YUSUP M.DAHLAN SULISTIA NINGSIH, DRA MISNAH HILDA, SE AKHIAR BAHRAYNI,SE REZEKIAH SOFYAN HS SARIJAH RANGKUTI ROSWITA PARLUHUTAN ASMUR PANGGABEAN IHDA YULI DRA RIRI YESFRI IVAN SH.MM MARMAN SARLENI NASUTION.AMD SRI WIDAWATI DRA SAIYAR NURLELA HARAHAP MUKHLISH SATIORAJO SIREGAR ASNAN MUSANAH TATIK M.AMRU HARAHAP ELISABETH HARAHAP DRA LUKITANINGSIH MHUM DRS MHD YUSUF NASUTION DR. AGUSWAN AMIK DR. WINA TRISNAWATI S. MELIALA ERNAYA KADIMAN YUSRI HAWATI KHALIJAH EDI MULYONO SRI MAHARANI MHD. YUSUF SIREGAR MAJIDA NUR HELMI DESSY ARNIZA IR ROSLINDA SIMORANGKIR RAHMATSYAH KHAIRUL IMRAN SINAGA
200071356 200071357 200071358 200071359 200071360 200071361 200071362 200071363 200071364 200071365 200071366 200071367 200071368 200071369 200071371 200071372 200071374 200071375 200071376 200071377 200071378 200071379 200071380 200071381 200071382 200071383 200071384 200071385 200071386 200071387 200071388 200071389 200071390 200071391 200071392 200071393 200071394 200071395 200071396 200071397 200071398 200071399 200071400 200071401 200071402 200071403 200071404 200071405 200071406 200071407 200071408 200071409 200071410 200071411 200071412 200071414 200071415 200071416 200071417 200071418 200071419 200071420 200071421 200071422 200071423 200071424 200071425 200071426 200071427 200071428 200071429 200071430 200071431 200071432 200071433 200071435 200071436 200071437 200071438 200071439 200071440 200071441 200071443 200071444 200071448 200071449 200071450 200071451 200071452 200071453 200071454 200071456 200071457 200071459 200071461 200071462 200071463 200071464 200071465 200071466 200071467 200071468 200071469 200071470 200071471 200071474 200071475 200071476 200071477 200071479 200071481 200071482 200071484 200071485 200071486 200071488 200071489 200071490 200071491 200071492 200071493 200071494 200071495 200071496 200071497 200071498 200071499 200071500 200071501 200071502 200071504 200071505 200071506 200071508 200071509 200071510 200071511 200071512 200071513 200071514 200071515 200071516 200071517 200071518 200071519 200071520 200071521 200071522 200071525 200071526 200071528 200071529 200071530 200071531 200071532 200071533 200071534 200071535 200071536 200071537 200071538 200071539 200071540 200071541 200071542 200071543 200071546 200071547 200071548 200071549
SARI GUMILAN SYAFRI EFFENDI ASNAH DELY ASMARANI M YUSUP PULUNGAN RATNA WATI SIREGAR LAUYAH SARING WDIANTO RUSYIAH MUNIROH SITUMORANG NASIR NURILAM IVO FAUZIAH ZULKARNAIN EFFENDY DEDY PRABOWO, IR PONIRAH ABDUL HARIS WIRSAN BISRAN NURAINUN DRA MUHAMMAD BASRI NASUTION, SH, D ZAKIYAH KHAIRATI NASUTION SAWEN UMMI KALSUM MAHMUD HARAHAP MURNI MEGAWATI SIREGAR SANIMAN NGATEMI ABU HASAN ASHARI SAHRIANI TINAISAH SAIDAH NURAINI DRA MS FARIDZ RAVSAMJANI HARDIANSYAH FAUZI MARHOT HASIBUAN MARIAM A.MA SALEH UMAR SIREGAR SH NUR HANIYAH HARAHAP PAIKEM BERHAM S.PD RUBIAH RITO, DRA SUWARSIH.DRA SENIWATI FATIMAH NUR AINUN SAHARUDDIN RUKIAH AHMAD HASIBUAN WAGIEM KASMA BOTI NURIYANI BR KAROKARO RAMANI BAKHTIAR, DRS SABRINA, SH NAZROH RAMBE NURAINUN BR DALIMUNTHE YUSRIZAL KOTO SURATTINI SE JAMIL SE A. RAHIM HASIBUAN NURAINI NASUTION MUHAMMAD ARIFIN MASNERI ROBIYATUL ADAWIYAH SIREGAR ERMA YULIS TUMIRAN ENNI YUSRIANI BANIAH SIMBOLON ILMA HAYATI BATUBARA ROSHAYATI BETTY CHAIRIYAH NURHAYATI AHDANIAH HASIBUAN SABRAN AM BIN AMAN ZURAIDA HANI AJIMAH JUMIATI MUHAMMAD RASYIDI SUNARSIH SABARUDDIN SURIYADI SUTIN NARSE DARSINI GIMAN ETSA SAFITRI SUGIYEM RUDY USWAN NURHALIMA HARAHAP MARTIAS NURBAITI B GUSWARNI SYAMSIAH SHI AHMAD SIDIQ FATIMAH SYAHRIAL MALAY BURHAN SYAMSUDDIN NURMIATI MUHAMMAD AZWAR, SSI MUHAMMAD AZHAR SUHAINI ANITA, SSI HAIRANI HASIBUAN SANGKOT MARDIA SAADAH RIZAL HASRUN DIAH RODIAH HOTNI MEDIWARNI SE, SPDI JAMAL KADDIS SAFII GINTING WAGIMAN SUNARNI RIDWAN SINAGA MARIANI SYAMSUDDIN AMINAH,DRA TUGIMAN MUKHTAR FIRDAUS MAIMUN HAMDANI BUYUNG UTIH NURSYAMSI KHAEMAR ASLIDAR INDRAWATI SYUKRAN EFFENDI MS BANJIR NASRUL ANWAR DRS MURNILA DESMISPEN HARAHAP HAFSAH RACHMAT SIREGAR J. P. IBRAHIM SITUMORANG, SH DR. DRA. IDA YUSTINA, MSI ALIAH LELO KHADIR HASIBUAN RUSMAIDAR PANGURABAHAN NASUTION NELMI HARAHAP RASTAM RIWES AMIR SALIM MUHAMMAD NAZIF SYUKUR YANSURI NIRWANA ALIM NST EKO PRAYITNO,ST RAMLI NURAINI AISYAH YUSLAINI SUROTO PONIRAH RAHMAWATI RABA ASNI EFLIZAR SAONAH YENI MARNI YATNO NURDALILAH BATUBARA SPD AGUS ARIADI M GANTI SIREGAR SUHARTINI LINDA S.PD WAKINI JUMINEM NAOMAS RAMBE HAIRANI, SE ROSNIMAR DWI YANTHO ASMAH SARAGIH
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
200071550 200071553 200071554 200071555 200071557 200071558 200071559 200071560 200071561 200071562 200071563 200071564 200071565 200071566 200071567 200071568 200071570 200071572 200071573 200071574 200071575 200071576 200071577 200071578 200071579 200071580 200071581 200071582 200071583 200071584 200071585 200071586 200071587 200071588 200071589 200071590 200071591 200071592 200071593 200071594 200071597 200071598 200071599 200071600 200071601 200071602 200071603 200071604 200071605 200071606 200071608 200071609 200071611 200071613 200071614 200071615 200071616 200071617 200071618 200071619 200071620 200071621 200071622 200071623 200071624 200071625 200071626 200071627 200071628 200071629 200071630 200071631 200071632 200071633 200071635 200071636 200071637 200071638 200071639 200071641 200071642 200071643 200071646 200071647 200071649 200071651 200071653 200071654 200071655 200071656 200071657 200071658 200071659 200071660 200071661 200071662 200071663 200071664 200071665 200071666 200071667 200071668 200071669 200071670 200071671 200071672 200071673 200071674 200071675 200071677 200071678 200071679 200071680 200071684 200071685 200071687 200071688 200071689 200071692 200071693 200071694 200071695 200071696 200071697 200071698 200071699 200071700 200071701 200071702 200071703 200071704 200071705 200071706 200071707 200071708 200071709 200071710 200071711 200071712 200071713 200071714 200071715 200071716 200071718 200071720 200071721 200071722 200071723 200071724 200071725 200071726 200071728 200071729 200071733 200071734 200071735 200071736 200071737 200071738 200071739 200071740 200071741 200071742 200071743 200071744 200071745 200071746 200071748 200071749 200071750
YUSNIAH PONIMAN UMI KALSUM,SAG FATIMAH HASIBUAN ASWATI M.YAHYA GADE SITI FATIMAH MISNAWATI ZAINAL ABIDIN SIREGAR ZULPAN MATONDANG ROSITA MHD.ABDU SIREGAR WILLY ADRIANSYAH SIREGAR NURBAITI BR SEMBIRING NURHAYATI IR MARWOTO SUKADIS MAHIDAR SUPRIADI T SADDIAH NASTI TAUHID ALI FATIMAH SYAM FADILA MAYA HASIBUAN MIRTA PURBA MUHAMMAD RUSLI ASNI SIREGAR ZUFRISAH NASUTION JAHOMAN SARAGIH MAIMUNAH DAULAY.SPD NURHAIDAH BATUBARA URBANUS RITONGA,H RATNA SIREGAR,HJ BAMBANG TRIONO LISMERY BR HOMBING HABSAH NASUTION J. SAYUTI SILAEN KHODIJAH SIREGAR HAMNIATI MUJIMIN JUMIATI FARIDAH HANUM SUNARYO SE ERLENNY SAHUSILAWANE ARSAD HENNY ATIKAH KINA YOURMANSYAH, DR CUT DORIA SYAMSOEDDIN, DR NURHAMIDAH SAG MUHAMMAD YUSUF SAG AIDA R. JUMANGIN,SPD NUR EMMI HIDAYATI HENDRO RUSENO SUNARTO SITI MARIAM ERITA PULUNGAN MAIYAH DERMINA SITOMPUL S.PD DJANISAH SARI BUMI LUBIS SITI AISYAH IRWAN PULUNGAN S SOS MAHMUD S.PD SURYATI MHD NAWAWI RITONGA DRS NURHAYATI SYAMSUDDIN ASRIM LUBIS ASRITA WAHYUNI SURYANINGSIH ROSTINI NASUTION DJAPON NURAINI HARAHAP YUSNANI HARAHAP A TAJUDDIN HASIBUAN NISMA HARAHAP FARIDA HANUM DAULAY SATRIA YANIS, DR NILAM SARI PANE NGATINEM DRG. ERNAWATI ANNAS SUMIATI MASRIAH CANIAGO NGATINEM FIRDAUS BUGIS AZRIAH TIANUR LUMBAN GAOL ABDUL RAHMAN ACHMAD LOTHFIE AR DRS MUCHTAR PREYETTI SITI CHAIRA ASSHIYAMI ARIFADILLAH SRI PURNAMA SARI AISYAH BR GINTING,DRA SAHARA ROMI SALEH MAKMUR RITONGA ASLIAH RAMBE FADHILAH, DRA KUSMIAH KUSNIAH ACHMAD KUSNANDAR, BSC MARDIM GINTING SAKINO NGATIRAH NOVRIAL NOOR SIREGAR SH RAHMAH SRI HASLINA LUBIS SH SITI AMINAH ROSLIDA HANUM SIREGAR RAHIMAH DALIMUNTHE BAHAGIA DAULAY DR. KHAIRANI SUKATENDEL LEO SUNARTA IR.M.MA ROSMAWATY HASDA, SH WASIMIN SUWARTINI RASMI TANJUNG DRS.GUNTUR ALAMNAULI LUBIS HERAWATI LINTANG ERPISON MOEIS. IR BASYARIAH MAIZUTI RENI AGUSTINA DASRIL KAMIN ASNI SYAHRIZAL DEWI SUSANTI SPD SETI ARTATI UPIK TANGAH SALHANI ELFIAH, DRA DR.LAHMUDDIN M.ED ASMA AHMAD RIVAI HERIANI MENDRIANI SAMA SURBAKTI MUHAMMAD IKHSYAN RASMIN JAMIAH SUMADI TUGIYO KELAT SEBAYANG ASWANI AWALUDDIN SARAH KAROLINA SITEPU BAHARUDDIN B NUR AINI ABDUL LATIF BUDI NINGSIH BUTARBUTAR ROSTIANI RAHMANI SARBEIN RANGKUTI DESVI YANTI MSPSI PSI MELFACHROZI M SYAMSUL BAHRI,ST BUDI SYAWALUDIN NASUTION BAHRUM SIAGIAN.DRS KHOIRIAH SIREGAR.DRA NURAINI LUBIS SUMADY ABD HALIM NST PARTAHIAN RAMBE, S.PD UMI KALSUM AMAN SIREGAR NUR ASFIAH SITI RUS HAIDAH LUBIS JAHRAH JARIAH SIREGAR BAGINDA RAJA HARAHAP
Kamis 18 Juli 2013
Nama-nama Calon Haji Sumut Berangkat 2013
200071751 200071752 200071753 200071754 200071755 200071756 200071758 200071759 200071760 200071761 200071762 200071763 200071764 200071767 200071768 200071769 200071770 200071771 200071772 200071773 200071774 200071775 200071776 200071777 200071778 200071779 200071780 200071782 200071783 200071784 200071785 200071786 200071787 200071788 200071789 200071790 200071793 200071794 200071795 200071796 200071797 200071798 200071799 200071801 200071802 200071803 200071804 200071805 200071806 200071807 200071808 200071809 200071810 200071811 200071812 200071813 200071814 200071815 200071816 200071828 200071830 200071832 200071833 200071834 200071835 200071836 200071837 200071838 200071840 200071841 200071842 200071843 200071844 200071845 200071846 200071847 200071848 200071849 200071850 200071851 200071853 200071854 200071855 200071856 200071857 200071858 200071859 200071860 200071861 200071862 200071863 200071865 200071866 200071867 200071868 200071869 200071870 200071871 200071872 200071873 200071874 200071875 200071876 200071877 200071878 200071879 200071880 200071881 200071882 200071884 200071885 200071886 200071887 200071888 200071891 200071892 200071893 200071894 200071895 200071896 200071897 200071899 200071900 200071901 200071902 200071903 200071904 200071905 200071906 200071907 200071908 200071909 200071911 200071913 200071914 200071915 200071916 200071917 200071918 200071919 200071920 200071921 200071922 200071923 200071924 200071925 200071926 200071928 200071929 200071930 200071931 200071932 200071933 200071934 200071935 200071936 200071937 200071938 200071939 200071940 200071941 200071942 200071943 200071944 200071945 200071947 200071949 200071950 200071951 200071952
200071953 200071954 200071955 200071956 200071957 200071958 200071960 200071962 200071963 200071964 200071965 200071967 200071968 200071969 200071970 200071971 200071972 200071973 200071974 200071975 200071976 200071977 200071978 200071979 200071980 200071983 200071984 200071985 200071986 200071987 200071988 200071989 200071990 200071991 200071992 200071993 200071994 200071995 200071998 200071999 200072000 200072001 200072002 200072003 200072004 200072005 200072006 200072007 200072009 200072010 200072011 200072012 200072013 200072014 200072015 200072016 200072017 200072018 200072019 200072020 200072021 200072022 200072023 200072024 200072025 200072027 200072028 200072029 200072030 200072031 200072032 200072033 200072034 200072035 200072038 200072039 200072040 200072041 200072043 200072044 200072045 200072046 200072047 200072048 200072049 200072050 200072051 200072052 200072053 200072054 200072055 200072056 200072057 200072058 200072059 200072061 200072062 200072063 200072064 200072065 200072066 200072068 200072069 200072070 200072071 200072074 200072075 200072076 200072077 200072078 200072079 200072081 200072084 200072085 200072086 200072087 200072088 200072089 200072090 200072091 200072093 200072094 200072095 200072096 200072098 200072099 200072100 200072101 200072102 200072103 200072106 200072107 200072108 200072109 200072110 200072111 200072112 200072113 200072114 200072115 200072116 200072117 200072118 200072119 200072121 200072122 200072123 200072124 200072126 200072127 200072128 200072129 200072130 200072131 200072132 200072133 200072134 200072135 200072136 200072138 200072140 200072141 200072142 200072143 200072144 200072145 200072146 200072147 200072148 200072149
WASPADA
DRA SUHARNINGSIH S.K. AMININ NURSILAM SIBARANI HERY SUSILAWATI BAKHTIAR SIREGAR ERLINA BR SIREGAR DR.SYARIFUDDIN.MSC DRA.KHAIRINA SARIANNA HARAHAP SYAMSIAH HASIBUAN SYAFRUDDIN TANJUNG DAHLIAR RAINI ROSMADINA SITOMPUL MUHAMMAD YUSUF PANGGABEAN FAUZI AHMAD SUHASNI SURYA BIMA SULASTRI SIMON TARIGAN IR SUNARMI SH MHUM PONIKEM KHOLIJA SORMIN SOGIR NASUTION NURSAWANI HASIBUAN DEWI KORA KARTINI PANE HAJAH SYAMSIAH SPD JUSBAN SPD RUSLIAR YUSS HJ NURAINI NASUTION SPD SENIWATY SUMIYATNI RAMDANI SUMINEM UMAR EDUARD ASNAH BAHTIAR EFENDI MASRO HARAHAP HIRAWITA RUSLI LUBIS SYAHMAN HALIMAH BATUBARA ELLY ASMIDAH LUBIS DRA TRI AGUS JAYA SYAHPUTRA DRS MENAWAN SARAGIH SYARIFUDDIN AR CHAIRATUNNISA MARIANI HALIMATUS SAKDIAH YAUMIL FITRI DRA MASNILAM PULUNGAN DRS YUSERIZAL LUBIS YUSNIAR NURSIAH IRUL HARMEN MASNILAM YUSRINA KESUMA AHMAD NASUTION LIKKAR PURBA TEBAR HASBULLAH MUTIA ANGGRAINI ASMARUDDIN SUKIATI SUNANDAR SITI ZUBAIDAH SUPARTIK NUR’AINUN MAHRANI KHAIRUDDIN S RODIYAH BATUBARA MUHAMMAD NASIR SR, DRS ROSMINAR LUBIS, BA EDI SUCIPTO DRS LAILA ROHANI DRA NURMINAH HUTAGALUNG NURBAITY MASRUL LUBIS YOHANI DEWITA SE CHUZAIMAH BATUBARA MA SAIDUR RAHMAN M AG DRS YEMMY NUR ARIYATI SYARIFUDDIN ROHANA SA’DIAH SABIRIN LIMBONG SITI ROSMAH SITI ASAL SYAFRIAL F, DRS, MBA NURBAIMAH LUBIS NASRI LILIK ZULKIFLI NAZARIAH SUMINI SUTRISNA THALIB DRS SYAMSURI, DRS NURSELAN HASIBUAN RUSLIANI BATUBARA BAMBANG HIDAYAT MARIAMAH, DRA HALIMATUSSA’DIAH,S.PD M. ISYA RAHIM UMMI KALSUM HARAHAP SITI AISYAH RITONGA ABDUL WAHAB LUBIS DRA. ERMI SUHARTYNI DRA. ERNA BENTA NURIAH S.AG SOFIYAH NASUTION DARWIN HASIBUAN AHMAD TARMIZI REMREM SUARNI RAMBE DONY MERWOTO RINI ELVINARITA ARDINAL RAIS SAPUTRA IR SITI ARIFAH SIREGAR USMAN YAGIRAN SEMITO CHAIRANI IR J O NIKSON SIMBOLON IR SITI HAWA SUGENG HARIONO SH SABDIANI EDI ZAINAL SUSSY SUSANTI RATNA EVI IRIANI AHMAD ISMAIL TAMBENG LILY MARIANI RODIAH BR NASUTION FATIMAH NASUTION DRA. MA SALMAH LUBIS ROHANI HASIBUAN LAHIDIR NASUTION H.BASRI,SH SYAMSINAR NURCHALIFAH SAMOSIR ROL ASIAH RAMBE DERMINTA HOTNA GUSMAN OLOAN HASIBUAN MUJTAHIDAH, SE SOFWAN DERHANA HARAHAP SARIGUNA TANJUNG,DRS,MSI WAN FARIDA ANWAR IDIP NAIMI SPD DUWITO RISMAN YENNI ANIS JURAIDA HASIBUAN EFSAWATI IRMA WENI YUSHEIRIKA ISMAIL BUDIMAN SH RUSNA LUBIS ABDUL WAHID NASUTION SRI HILDA DAMA YANTHI RUKIAH HARIANTY SABIRIN LUBIS YATNO SAIBAH HASIBUAN MILIAH JAMILAH BR SITORUS NURUL ARTATI SYAHBUDDIN DALIMUNTHE HARTINI ELISA
KHOLIL SIREGAR NUR MADIA HARAHAP DARWIS SARAGIH SUMINEM BUDI KURNIAWAN ERNI YUSNITA DIDI BUDI LESTARI JUMINI CHAIRUL AZHAR,S.SI ARLINDA SARI WAHYUNI,DR SAGIMIN ARDAN ULFIA AMDI SRI YANTINI IR. AHMAD RIDWAN HARAHAP IVO ANITA MUHAMMAD DAUD SARIDAH AZHARI.DRS AMINUDDIN MAHAL HARAHAP SUMIANA ABDUL CHALIK SE JUWITA PAIKEM RISMIYAH POHAN RAMSAH AHMAD SALEH SIREGAR ABDUL JALIL HARAHAP RISNA SARI NASUTION SAINAH DRA BAKHTIAR NASUTION SAG SAMPERIA NST FATIMAH MZ MUHAMMAD NOOR KHAIRUL BARIYAH SYAHRAN BA RISNAWATY ASRUL SANI NASUTION HINDUN ARIF ASTONO,IR JAUHARA TANJUNG MUHAMMAD RAHIM NASUTION SUCI RAHMAD,DR TRI WIDYAWATI,DR MUHAMMAD NASIR WARNI KOTO SITI SAWIYAH NASUTION RATNA AMALIA LUBIS ZAINAL ARIFIN LUBIS DALDIRI AZLINA S.SOS SAHTIAR,S.PD RUKUN SEMBIRING ELLVIA ZAHARA ANDY ZULKARNAEN RASMITA SEMBIRING PENJELASAN NASUTION DRS SRI RATNIATI KAMSIR ARITONANG SE DALRUSIDI RIYANI BUDY KIRONO RUSTINA ROSMAWATI ABDUL MUIN LUBIS SYARIFUDDIN BBA RAKHMADSYAH TUGINO RAMIANIM DAMANIK RUKIA MEGA SARI DEWI SRI HARTINI RANI NURUL ANNISAH AISYAH FAUZIAH NASUTION HARMYN TANJUNG,DRS FARIDAWATY MUHAMMAD SYUKUR TURIJAN HORMAT HSB SRI PUJANSIH NGAKURKEN SITEPU NURINTAN SIANTURI,S.AG SYAHRIL.BH MAJU SIREGAR SH JAMILAH SAMIJEM ROSNI AFRIDAH ABU CHURAIRAH SIREGAR, SH AFRINAWATI PANE M.SYARIP SUTAN KUMAREN POHAN NURINTAN HARAHAP SRI SURIANI PURNAMAWATI,S.SI SUPARMI AZIZ SIGIT PRAMONO ASRI,SE SUMIATI DRS.ZULKARNAIN RAMOHOT DELILA LUBIS PERINGATAN NASUTION IR MUJONO MASNAH LUBIS HIMYAR RASULY DALIMUNTHE GULMAD PANGULU SIREGAR.BE NAZIFAH NASUTION A. ZEBAR DRS BASRITA DRA ASMAH RUSLI SELAMAT MANIK SAPAR HAMIMAH SYAFRIN NURJANI DRA NURHAYATI TARMIZI SITUMORANG DRS AGUSTIN, IR. SUHAEMI NASUTION SITI FATIMAH YUSMARNI TIMBUL SITOMPUL RAMON NASUTION SPI FAUZIAH ROSIMAH LBS MAKHIRUDDIN LUBIS KHAIRANI NASUTION NUR JANI PULUNGAN DAHNIAR TRIMO DJUNAIDI NURHABIBAH LUBIS NURLIA TAMBUNAN SOFYAN PASARIBU NURPARIDA LUBIS YUSMIATI HANUM KHADIJAH AHMAD GOSALI NUR HALIMAH HARAHAP MILDA SARI CHAIRIYAH HERAWATY MARATUA HARAHAP NURMA HASIM TAMBUNAN NILAWATI ANWAR ZAINAB MUHAMMAD SYARIFSYAH ASNIZAR S.AG DARA WATY RANGKUTI KHOLEL NASUTION MUSANNIF TUMANGGOR KHADIJAH.DRA.M.AG SAKBAN SIREGAR BAYANI HARAHAP SUBENOHADI RISMIANI SUFRIYADI NURMALYA B.ZAILANI SITUMORANG NURGAYAH MISDI JENTI ARIANI GINTING MARWAN SITI AISYAH DALIMUNTHE RAHIM HARAHAP ROSMIAH SATIMIN MARYATI SIREGAR SALBIAH SUMINAH
200072150 200072151 200072152 200072153 200072154 200072155 200072156 200072157 200072158 200072159 200072160 200072161 200072162 200072163 200072164 200072165 200072166 200072167 200072168 200072169 200072170 200072171 200072172 200072173 200072174 200072175 200072176 200072177 200072179 200072180 200072181 200072182 200072183 200072184 200072185 200072186 200072187 200072188 200072190 200072192 200072193 200072194 200072195 200072196 200072197 200072198 200072199 200072200 200072201 200072202 200072203 200072205 200072206 200072207 200072208 200072209 200072210 200072211 200072212 200072221 200072222 200072223 200072224 200072225 200072226 200072227 200072229 200072232 200072233 200072234 200072235 200072236 200072239 200072240 200072241 200072242 200072243 200072244 200072245 200072246 200072247 200072248 200072249 200072250 200072251 200072252 200072253 200072254 200072255 200072256 200072257 200072258 200072259 200072260 200072261 200072262 200072263 200072264 200072265 200072266 200072268 200072269 200072270 200072271 200072272 200072273 200072274 200072275 200072276 200072277 200072278 200072279 200072280 200072281 200072282 200072283 200072284 200072285 200072286 200072287 200072290 200072291 200072292 200072293 200072294 200072295 200072296 200072297 200072298 200072299 200072300 200072301 200072302 200072303 200072304 200072305 200072307 200072308 200072310 200072311 200072312 200072313 200072315 200072316 200072317 200072318 200072319 200072320 200072322 200072323 200072324 200072325 200072326 200072327 200072328 200072329 200072331 200072332 200072333 200072334 200072335 200072337 200072338 200072339 200072342 200072345 200072346 200072347 200072348 200072349
MARTIJAN NURHAIDAH RUSTAM EFFENDI LBS HOTNI AMNAH NINGSIH P IR SLAMET HARIYADI SYAHRUDDIN HARAHAP DESMIAR NAINGGOLAN SUWANDAYANI SPD SAFRAN YUSRI SAMRI TUMANGGOR ST NURHADISAH SIREGAR ISMAIL ERINAWATI RUSLI A LATIEF PAINO DRS EDDY MASHURI NASUTION SAPI’I FATIMAH IR KHOLIDAH FAHMI PLG DJUMIYEM MARHAMAH WINARTI SA’ADAH NST ABRIDA NASUTION HASAN MA’SUM PULUNGAN BASARIAH LUBIS SYAHRIZAL SIREGAR ROSLIANA LUBIS MUHAMMAD KASIM KHOLIS NASUTION SUMINARSIH MUHAMMAD YAHYA SYAFRUDDIN MAWARNI ZULFIQAR HAJAR SITI ADUN SIREGAR RUMINAM SARILLA KHOLIJAH HAMZAH RAY RAUDAH HARUN ABUBAKAR SIMBOLON SYAHRIL ALAMSYAH RANGKUTI HAFNIDA SARI LUBIS NURMIDA SIHOTANG IR BENNI ISKANDAR ZUBAIDAH JUMINI DARMI FARHAN LUBIS PARJINAM KARMIN MHD. SAIDI RUSLAN DALIMUNTHE JULIONO SE ROSIDAH SAGALA NUR HAINI KASRIN SIBAGARIANG SE IZAN MAWADDAH TANJUNG MURNI PASA HASIBUAN ABDULLAH HAMID PANGGABEAN ROSMAWATI SIREGAR SLAMAT RIADI SAONAH IRWAN DALIMUNTHE RINALDI HAYAT HAFNI RIDHA DEVI YULIANI IRSAN NOFI HARDI N LUBIS EVO ELIDAR HARAHAP DR AMIR HASAN GULTOM ROSNI SITOMPUL WAGIANTO NUR SALIM KARSIYAH MUCHTAR SARAGIH SITI HINDUN SUGENG R ZUBAIDAH FARIDA NASUTION SAMPURNA WIRAWAN RIHAMAH SARAGIH GAYAMAN RAMBE SALMAWATI HALIMAH SINURAT MAHYUDIN ARTI ARIANI JAHIYAR MAIMUNAH ERINAL ZULFA AHYAN S.SOS EDI FADLAN SYAHPUTRA EMI SUTRISNAWATI HERIANI NASIP PARNI CAHAYA GINTING IRHAM KASYMIR RUMIYANI ARDIAN ITA KARTIKA SARI BA MUHAMMAD NASIR NASUTION MARDIANA RANGKUTI AISYAH NASUTION AMIRUDDIN LUBIS ENTIN ROSTINI TOLIAH BATU BARA AMRI JENI SITI ROHMAH BATU BARA DJUWARI SYAFRUDDIN HARAHAP ASLIYAH NASUTION ZAINUL ARIFIN SAIYAH SRI HAYATI MARA LOBI SIREGAR SITI ROSKIAH HASIBUAN ALI DARBI YUSLIANNI SUPARMAN HARDIONO MISIYEM SUTARSIH YATMIN SYAIFUL FAHRI, SP, MSI SURATNO FEBRIDA HAPNI LUBIS SAJUDIN ABDUL KARIM AMAT JAMIAT NENG ESYAH SYAMSUL BAHRI NASUTION SALBIAH SITI AISYAH SELAMAT RIADY PAINAH ARDIK HJ HINDUN JAFAR SIJAK SYARIFUDDIN H SIROT SYAHRUMIATY ZAKARIA,SE. TAMBUNAN KOTO NURKIAN TUMINI SUSANDRA RUBINEM NURSAINI PASARIBU SUKRI NURMALA REBIATUN ZULKARNAEN RAMBE T. MAIMUN MARCHAIRANI LUBIS CUT ISMIATY ZARKASYI HUSIN CUT RAZIMAH IR. EVI SANFITRI NASUTION ARIEF GIBRAN HIDAYAT SIREGAR HASNAH SABRINA SIREGAR JAMILAH ROHINAH SOLEMAN MUDA DAULAY MASNURILAN HARAHAP MARIANI SIEM
200072350 200072351 200072352 200072353 200072354 200072355 200072356 200072357 200072358 200072359 200072360 200072361 200072362 200072363 200072364 200072365 200072366 200072367 200072370 200072371 200072373 200072374 200072377 200072378 200072379 200072380 200072381 200072383 200072384 200072386 200072387 200072388 200072389 200072390 200072391 200072392 200072393 200072394 200072395 200072396 200072397 200072398 200072399 200072400 200072401 200072402 200072403 200072405 200072406 200072407 200072408 200072409 200072410 200072412 200072413 200072416 200072417 200072418 200072420 200072421 200072422 200072423 200072424 200072425 200072426 200072427 200072428 200072429 200072430 200072431 200072433 200072434 200072435 200072436 200072437 200072438 200072440 200072441 200072442 200072444 200072445 200072446 200072447 200072448 200072449 200072450 200072451 200072452 200072453 200072454 200072455 200072458 200072459 200072460 200072462 200072463 200072464 200072465 200072466 200072467 200072471 200072472 200072473 200072474 200072475 200072476 200072477 200072478 200072479 200072481 200072483 200072484 200072485 200072486 200072487 200072488 200072491 200072492 200072493 200072494 200072495 200072496 200072497 200072498 200072499 200072500 200072501 200072502 200072504 200072505 200072506 200072507 200072508 200072509 200072510 200072511 200072512 200072514 200072515 200072516 200072517 200072518 200072519 200072520 200072521 200072523 200072524 200072525 200072526 200072527 200072528 200072529 200072530 200072533 200072534 200072535 200072536 200072537 200072538 200072539 200072540 200072541 200072542 200072543 200072544 200072545 200072547 200072548 200072549 200072550
SAUNA NASUTION KHOLIDAH MATONDANG MARDIAH MUHDISUL KHAIRI AS ANDALUCIA IR MSC ZUHERLIN NURHALIMA JULIADI ZURDANI HARAHAP DRS AISYAH TINA KAMIL ARISMAN KHAIDIR SARIPATUM SALMIAH YAIS KHAIRUNNISAH HUSNA USMI NURJANNAH ZURAIDAH LUBIS IHSANUDDIN SIREGAR SRI MURNIATY KHAIRUL SITI HENDRAWATI AMINATUN KATA SINULINGGA NURBAINI BENGKEL BANGUN DERMASIAH ARBAYATI KHAIRUL,SE DRS SANGKOT SARAGIH KERI SAIPA HOTMARIDA NASUTION SUTRISNO MAYAM DONGORAN SUTIEM ROSTIOLINA SINAGA HATIJAH DAUD SIREGAR ZULKIFLI DT. A. RIZAL DAHRUL HAYATI ENDAH PURWANTI HALIMAH GINTING NURHASANAH HARIANJA NILAWATY ROSDEWATI HASIBUAN FATIMAH SAMSUL BAHRI YUSMUDDIN YUSUF NURBAITY LABUHAN HARAHAP HOLIDAH NASUTION NORMA HARAHAP NUR AIDA BR NASUTION NUR AISYAH NASUTION VIVI SAVIRA HAWA SIREGAR MUHAMMAD RUDY BULAN HERLINA NASUTION AKMAL ASNIDAR SITI RAHIMA SIREGAR YARNIS IWANSAH WADIMIN BOINEM KASMINI SUMISAH SUGITO SUYATI AMNAH HARAHAP M. YUSUF RITONGA SURIYATI YUSUP MAHADI SAKTI PURBA WILHAM SITI ROHANI IKHWAN NUR NURGIANTO NURSYAMSIA NURHASANA ALI KAHAR HASIBUAN JUITA BR BANGUN MUHAMMAD SYARIFUDDIN RAMBE NUR ADZENITA BR BANGUN NGATIMIN ERLIANAWATI AIDA EVININTA SEMBIRING ST IR.ABDUL WAHI PORKOT SIMAMORA MALAHIAN NURGAHANA DAULAY SARDIANI ZULHIAN NURLAILA SUARNO RODIAH MASRAINI ZULKARNAIN DARFINA LUBIS NURHAYATI NASUTION BURHANUDDIN SUFIATI ARFANI LUBIS R AHMAD RAZALI SULASTRI ABIDAN HASIBUAN SYAHRUL NURKIAH KHAIRUL SUMARTINI KOKO SUTIKNO BISMAR SAHARTI NASUTION SUKINEM NURMAIJA HASIBUAN MHD KASIM HARAHAP BINONGGAR SIR SITI ERA HARAHAP ERLINDAWATY SIMAMORA YUSUP HASIBUAN NURLIANA RAMBE ABDUL RANY SITANGGANG.SH LENNY ROSALITA CHANIAGO SAID QURAIS SPD SYAHRITAWATI BGD HANOPAN HARAHAP DORILAN SIREGAR NURAINI SAMBO SANIMAH BARAT AMRI ALI USMAN JAMBAK TK.NAMORA TANJUNG MIRWAN LEMBENG JOHNY GURNING JALILAH BR MANURUNG HURUIN AMRAN SYARIF NURMA JULITA SALIMAH NADJARUDDIN MACHDALENA PULI MANIK AWALUDDIN LUBIS ANNA NASUTION SRI MAULIDA NINGSIH SASKIA EKA LESTARI CHAIRUL AZHAR.DRS YAHMAN NURHAIDAWATI ANIS ANAS IRWAN LUBIS HASAN BASRI HABIBAH BENITO SITI KHADIJAH PULI NIMI S SAIDI HASNAH HANUM AHMAD GONG MATUA AFRIDA WATI MARLINA ADLAN B
200072552 200072553 200072554 200072555 200072556 200072557 200072558 200072559 200072562 200072563 200072564 200072565 200072566 200072568 200072569 200072570 200072571 200072573 200072575 200072577 200072579 200072580 200072581 200072582 200072583 200072585 200072586 200072587 200072588 200072589 200072590 200072591 200072592 200072593 200072594 200072595 200072596 200072597 200072598 200072599 200072600 200072602 200072604 200072606 200072607 200072608 200072609 200072610 200072611 200072613 200072614 200072615 200072616 200072617 200072618 200072619 200072622 200072623 200072624 200072626 200072629 200072630 200072631 200072632 200072633 200072634 200072636 200072637 200072638 200072639 200072640 200072641 200072642 200072643 200072644 200072645 200072646 200072647 200072649 200072650 200072651 200072652 200072653 200072654 200072655 200072656 200072657 200072659 200072660 200072661 200072662 200072663 200072664 200072665 200072666 200072667 200072668 200072669 200072670 200072671 200072672 200072673 200072674 200072675 200072676 200072677 200072678 200072679 200072680 200072681 200072682 200072683 200072684 200072685 200072686 200072687 200072688 200072689 200072690 200072691 200072692 200072693 200072694 200072695 200072696 200072697 200072698 200072699 200072700 200072703 200072704 200072705 200072706 200072707 200072708 200072709 200072710 200072711 200072712 200072713 200072714 200072715 200072716 200072717 200072718 200072719 200072720 200072721 200072722 200072723 200072724 200072725 200072726 200072727 200072728 200072729 200072730 200072731 200072732 200072733 200072734 200072735 200072736 200072737 200072738 200072739 200072740 200072742 200072743 200072744
SITI ASLIAH YAHMIE MHD RAMLAN SINULINGGA NURAISAH LIKOT BAHRI NASUTION LATIPAH HANNUM MASDELINA HARAHAP RUDY HERMANSYAH HRP HENRIZAL ABDUL RAHMAN LATIFAH HANIM HAMDANAH SPDI SAPARUDDIN DRS MA ASMARITA BR PURBA NURMALIAH NASUTION JUBEIR DAULAY MARYAMA DALIMUNTHE ZURAIDA HANUM NURJANNAH BOIMIN MAS CINTO MUHAMMAD YUSUF PASRAHWATI SUMINI SUBROTO SYAIFUDDIN ZUHRI HARAHAP JUMADI IR. HERMANSYAH ALAM, MT SULTAN MAHMUD.BA DRA. HELMA WIDYA, MH SITI SANIAH SITUMORANG MAKMUR HASIBUAN KARDINA SARI YULITA FATMI SITI RAHMA RANGKUTI HERMAN LEO ZULKARNAINI MULIA SONTANG SIREGAR NUR ASNI GUNTUR ASMARA DEWI LUBIS AMAPD ASMUDDIN KAMARUDDIN DISO ROHAYA JAYA AKOLIMA NASUTION SURYA MURNI RIAMAN BR POHAN FATIMAH OCTIVIA PRIHARTINI BURHANUDDIN LUBIS DHANA ANANDA SYAHPUTRA ADE AHMAD FARUK SYAHPUTRA IRDIANA FACHRIYANTI EDY RAHADI EKAADHAYANI SEMBIRING, DRG RAWANI MAHZAR HUSNI, IR SAIFUL NUR ARIF, SE, SKOM ERLINA RUBIATI PANE ROHANA HANUM NADAPDAP KARDIMAN ROHAYATI ISRAWANI BANTA CHAIRULLAH NUR ADENIN SIREGAR YULIEHANNA HARMAINI, S.AG YULINAR DARLIA LAZIM MASBAH DAMANIK SAMRIN YUSNAH RANGKUTI MASLEHA LUBIS SOLIKHAH ROSTIZAR ROINTAN PANE NURLELA TARIGAN KUSMAN PARDAMEAN DAULAY SARIBANI RANGKUTI SUPARIANI ZAINUL ARIFIN ZEGA MUHAMMAD AZHAR MATONDANG ROS MAWAR RKT ASNIZAR JAWA WAHIDIN.SE ZAINAB TANJUNG NURAINI NASUTION SITI AMINAH MARIAH PULOHOT LUBIS ROSMAWAN HUTASUHUT BAGINDA NATIGOR SIMAMORA SUPIAH SIREGAR SUPIANI ROSDIANA NASUTION FARIDA HANUM ELPIN RISWAN NURLAILI HASIBUAN KARMADI SURIADIN MASIRAH ROSNILAWATI SIREGAR ELMINA SYAHFURA SYARIF TUKIMIN SITUM DAHNIAR RANGKUTI NGADIMAN KARSILAH ASNAH BAHROINI ZAINUDDIN SIREGAR ASRIDA HANUM NURHAYATI KHAIRUNNISAH SIREGAR KHAIDIR NASUTION WAHIDAH YUSMALA EFFENDI SAMSIAH HSB MHD HASBIE ASHSHIDDIQI, SPD DARWINA, AM.KEB RUSNIAH JUMAIAH KASRIK YUNAIDA SAYUR NASUTION EFRIDA ABDUL KHOLID SUAIDAH EDI PAISAL LUBIS YUSNA LELI KASMAN ROSMAINAR MASDALIPA HAMLAN RANGKUTI JIM ROSITEK HERLINA BR LUBIS RATNAH TARIGAN PONIYEM ERNAWATI BATUBARA NGATEMI KHAIRUL MAHLIL SIREGAR BASOHUR MARPAUNG HAFSAH ISMADI MUKIYAH HENNI JANIANTI HARAHAP ROMLI HARAHAP NURMINA SIREGAR DAHNIAR LUBIS M.YACUB MANURUNG ULONG MARPAUNG PITTA RITONGA NURBANI DALIMUNTHE RATNA DEWI SIREGAR SRIANI SIRAIT SARI BANUN JAMBAK RACHMAWATI SIRAIT RUM ROYAN FIRMAN SIRAIT MANSUR PUTRI SUNDARI BONINTAN NURHALIMAH HSB M.SIDIK SANIPAH ZULKIFLI
200072745 200072746 200072747 200072748 200072749 200072750 200072751 200072752 200072753 200072755 200072756 200072757 200072758 200072759 200072760 200072761 200072762 200072763 200072764 200072765 200072766 200072767 200072768 200072769 200072770 200072771 200072772 200072773 200072774 200072775 200072776 200072777 200072778 200072779 200072780 200072781 200072783 200072784 200072785 200072786 200072787 200072788 200072789 200072790 200072791 200072792 200072793 200072794 200072795 200072796 200072798 200072799 200072800 200072801 200072802 200072803 200072804 200072805 200072806 200072807 200072808 200072809 200072810 200072811 200072812 200072813 200072814 200072815 200072816 200072817 200072818 200072820 200072821 200072822 200072823 200072824 200072825 200072826 200072827 200072828 200072829 200072830 200072831 200072832 200072834 200072835 200072836 200072838 200072840 200072841 200072842 200072843 200072844 200072845 200072846 200072847 200072849 200072850 200072851 200072852 200072853 200072854 200072855 200072856 200072857 200072858 200072860 200072864 200072866 200072867 200072869 200072871 200072872 200072873 200072874 200072875 200072876 200072877 200072878 200072880 200072881 200072882 200072883 200072884 200072885 200072886 200072887 200072890 200072891 200072892 200072894 200072895 200072896 200072897 200072898 200072899 200072900 200072901 200072902 200072904 200072905 200072906 200072907 200072908 200072909 200072910 200072911 200072912 200072913 200072915 200072916 200072917 200072918 200072920 200072921 200072922 200072923 200072924 200072925 200072926 200072927 200072928 200072931 200072932 200072933 200072934 200072935 200072936 200072937 200072938
UMUM NASUTION SORI DINGIN KHAIRUNNISYAH,DRA NURSAIMAH SIREGAR PARSAULIAN HARAHAP MASRANI SIREGAR JAMALUDDIN SIREGAR ROSMADIANA HARAHAP MARDIANA ROMIJAH NABILAH PUTRI WULANDARI SYUKRI NURIDA FAUZIAH MUHAMAD DIMAS PRASETYO MAHARANI SULAIMAN MASGANTI MUHAMMAD LUTHFI SIREGAR JULIANA NAZWA HASYIM DRA MARDIAH JAMILAH ANIMAR ROHANI HASIBUAN ASRUL GUCI KHAIRATUN NAWAL LUKMAN HAKIM NOFRIL, SH DWI MURCE SUARNI, SH ASMARAYA ARIEF FADILLAH, SE JULI ARISNAWATI, SE RISKI ANANDA NASUTION NGATIYEM HALAWATI ABDURRAHMAN NASUTION SAMSIAH PARWITO SULASMI DAEMAH RANGKUTI ABDI SABAR SAMOSIR NURHAYATI SIREGAR IR.WARSITO HADI YATINAM YETY TOBING HAMIMAH HASIBUAN IRPANSYAH ALI AKBAR SRI BULAN SARI ALAM BUSTAMI ANJAR LAKSONO NURUL FAUZIAH DRA MOH.RACHMAT TAKARINA AHMAD FADLI MASTINUR DRA FATIMAH ZAHARA SUTAN PARLAUNGAN NASUTION SITI HOLI HASIBUAN ASNI SYAFLINI BUCHARI SUFAN AFIARDO,SE AMIRUDDIN NASUTION SUMARTI TENGKU SYAHPURI SH HASANUDDIN HAPSAH DALIMUNTHE MANGARA JAMBI HARAHAP ABBAS POHAN HORAS HARAHAP SUKIRMAN AS RUKIYAH RIDUAN SYAIFUL MAIMUNAH SALEM HARAHAP KHAIRUDDIN HARAHAP IR DIANA SARI SIREGAR MARIATUN HARAHAP MARIATY MUHAMMAD YUSUF BANIAH PASARIBU ASNAN SIPAHUTAR HASAN TAUPAN IRMA WATI SAUDAH HASIBUAN BAKRI HARRI ASNIAR SRI MURNI SUKRI M NOOR NURSITI SIREGAR TEDJO SASMOYO MBA IR LIES SETYOWATI MT ELISABETH CUT MISNAZAR NURLELYNA SUHAIMI NASUTION SOFYAN NASUTION MAIMUNAH HASIBUAN SITI SURATNI NUR SHIAM HARAHAP IDHAM NDRAHA NETTY HERAWATY HAREFA LEMBAYUNG HAIRUL ALAMSYAH RITONGA SABEDAH ROKE SIREGAR HADRAH SAKIMIN S RUWAIDA SYAMSUDDIN RITONGA, IR IRIANI ZULHAM EFENDI HASIBUAN SAHRI RAMADHAN DALIMUNTHE HELNI SUSANTI AGUSTINA SIREGAR SIKEM SUSANTY ARLINA SURI.IR SURYANSYAH AZDIAR ANWAR RUSLAN POHAN TIAMROH SIREGAR NUR AINI SIKUMBANG BAHREN SYAH ARBAIYAH AZIRUDDIN TUKINI AZHAR ANWAR ERLINA KHAIRUZAR MISKIAH ELIDA HAFNI NASUTION PAHWAN RIADY RUMIYEM SUHARDI RAJAB LUBIS MARA LAGUT HARAHAP LEHAN SRI DAMERIA HUTASUHUT PAENAH HALIMAH SUPRIONO ERNIDA WATI SIMBOLON SULASTUTI YUSDI SABRI CAN MUSTAFA HARUN HUSIN SALBIAH SYAHRONI SAIDAN MARSIDI TUKIYEM SEMI AMNO SP SALAMAH KLIYEM M SARBAINI SAHARA LUBIS ALINA PIAH HADDIN SYAIFUL EFFENDI SRI HARTATI SUMADJI SARDIANI SIREGAR DARMANSYAH JUMI IR SYAHRIAL SUHERLINA MARIATI MAYMUNAH SITORUS
200072939 200072940 200072941 200072942 200072943 200072944 200072945 200072946 200072947 200072949 200072950 200072951 200072952 200072953 200072954 200072955 200072956 200072958 200072959 200072960 200072961 200072962 200072963 200072964 200072965 200072966 200072967 200072968 200072969 200072970 200072971 200072972 200072973 200072974 200072975 200072976 200072977 200072978 200072979 200072980 200072981 200072982 200072983 200072984 200072985 200072986 200072987 200072988 200072989 200072990 200072991 200072995 200072997 200072998 200072999 200073000 200073002 200073003 200073004 200073005 200073006 200073007 200073008 200073009 200073010 200073011 200073012 200073013 200073014 200073015 200073016 200073017 200073018 200073019 200073020 200073021 200073022 200073023 200073024 200073025 200073027 200073029 200073031 200073032 200073033 200073034 200073035 200073036 200073037 200073038 200073039 200073040 200073041 200073044 200073045 200073046 200073047 200073048 200073049 200073050 200073051 200073052 200073053 200073054 200073055 200073056 200073057 200073058 200073059 200073060 200073061 200073062 200073063 200073064 200073065 200073066 200073067 200073068 200073069 200073070 200073071 200073072 200073073 200073074 200073076 200073077 200073078 200073079 200073080 200073081 200073083 200073084 200073085 200073086 200073087 200073088 200073089 200073090 200073091 200073092 200073093 200073094 200073095 200073096 200073097 200073098 200073099 200073100 200073101 200073102 200073103 200073104 200073105 200073106 200073107 200073108 200073109 200073111 200073112 200073113 200073114 200073115 200073116 200073117 200073118 200073119 200073120 200073121 200073122 200073123
RUMONDANG NASUTION SKM HERAWATI IBNU HAJAR MARIANA SAKIMO TUMILAH NGADINO YUMI DARSI SE MUHARI LUBIS MARIANI NASUTION MASMINA LUBIS MULHAJI NASUTION YUSRIDA RANGKUTI LETI MISNI SPD SUNARTO SURAM ISKANDAR SIREGAR TUTI JUMIATI S SOS RUBINI DEWITA AHMAD SIREGAR ROSLIANUN AWALUDDIN BERUTU, SE SAMSIAR RAFIAH HADIMAH FAIZAH MUNAF AISAH RUSDI NASUTION ROSMAWATI TANJUNG NURDIANA ZAINAL ABIDIN TAMBUNAN MAYANI NURASIAH SIREGAR FADHLY S UMI SALAMAH WAINAH MUKIDJO ZULFAN EFENDI HARAHAP MASNIARI DALIMUNTHE NURMAINI MARYULIS PAIKEM SAODAH SYAHRIDA ABDUL LATIF SYAMSIAH ARIFIN SAFRIDA USRIN SIREGAR HUSNI SAIDAH SYAIBATUSADDIAH RITONGA YUSSAR UMAR MUHAMMAD ANSHOR KALIMANTAN DRS UMI KALSUM MASRANI PANGGABEAN MURNI RUSLI KHAIRUL RITONGA SUMBARNIATI KHAIRINA HASYIM ZULKIFLI ABRA BA RAHMAD YS SAMSINAR RAMBE, DRS SOIM AFFANDI, S.PD MARY SINULINGGA, S.PD NURHAYANAH AZHAR RAMBE ASNAH ABDUL AHMAD ZUBAIDAH, SPD KARDONO ARABI HALIMA TUSSADDIA RITONGA MINAH MARAGANTI HARAHAP MEGA TANJUNG ETTI ENGRIANI RIDUAN HARAHAP DENI DELISMA RITONGA ZAINAL IZA YUSRINI SR SITI RAFIKA NASUTION JUNIARTI KAIDIR PILIYANG MULIADI CHANIAGO MARNI SAYANG SRIANI BUNTONO MS SANEM T.MAHMUD AJIDAH HALIMAH NURHANI PASARIBU SAFRUDDIN NST RATNA MADELINA DJURIAH ABU NASIR SIREGAR PATTI MARIANI NURHAYATI IDRUS HABIB HASJIM MARIA ENDANG HAMZAH SASMITA IRWAN EFFENDY SE MARDIAH SITI RAHMA SYAHNIDAWATI SE NURHAYATI HASIBUAN BA SALEH UMAR LUBIS MARLIAH ERNAWATI MUTIAH SAMINI RUSDI HASIBUAN ENNY YULISA SP SAMARIA TARIGAN RAUDAH CUT NURAIDA MAHMUD KAMAD MUHAMMAD ZAIM MADJID SH IBRAHIM SIHOMBING MASNIATI NASUTION WELAS WATINI ADHAM SITORUS MARDIANA ABDUL MANAF HAMDAN ISRAWATI SITI HAWA TUKIMAN KAS ERNA WIDA WATI JURIAH SAMSINI DARNIS LEGIMIN NORMAH ERLINA TUTI ERRY SUKARTONO SURASNO,IR SENEN DRS.SYAHMINAN HASIBUAN LISWATI,DR ERIYANA ROHANA NASUTION SAMIATI ABD. KODIR SAGALA IRIANI LUBIS MUNAWWIR FUADY HASIBUAN NURSAINI SUHARTO NUR ELIDA SUWITNO ERITA RUSMAH BR SIAHAAN ENDANG SUPENI S.PD MAKMUR M.KES SANIAH BR SARAGIH NURHAYANI HARAHAP JUMADI NGATIYEM MUHAMMAD YUNUS SYAHRIA SUPIAH NURHAYATI ASALUDDIN HARAHAP NURHAYATI MURNI DALIMUNTHE KHAIRLINA MUTIARA NASUTION SPD AZWARI EFENDI HASIBUAN YUSRUL SIREGAR BAC JULIAH
C5 200073124 200073125 200073126 200073127 200073128 200073129 200073130 200073131 200073132 200073133 200073134 200073135 200073136 200073137 200073138 200073139 200073140 200073141 200073142 200073143 200073144 200073145 200073146 200073147 200073148 200073149 200073150 200073151 200073152 200073154 200073156 200073157 200073158 200073159 200073160 200073161 200073162 200073163 200073164 200073166 200073167 200073168 200073170 200073171 200073172 200073173 200073174 200073175 200073176 200073177 200073178 200073179 200073180 200073181 200073182 200073183 200073184 200073185 200073186 200073187 200073188 200073189 200073190 200073191 200073192 200073193 200073194 200073195 200073196 200073197 200073198 200073199 200073200 200073201 200073202 200073203 200073204 200073206 200073207 200073208 200073209 200073210 200073212 200073213 200073214 200073215 200073216 200073217 200073218 200073219 200073220 200073221 200073222 200073223 200073224 200073225 200073226 200073227 200073228 200073229 200073230 200073231 200073232 200073233 200073234 200073235 200073236 200073237 200073238 200073239 200073240 200073241 200073242 200073243 200073244 200073245 200073246 200073247 200073249 200073250 200073251 200073252 200073253 200073254 200073255 200073256 200073258 200073259 200073260 200073261 200073263 200073264 200073265 200073266 200073267 200073268 200073269 200073270 200073271 200073272 200073273 200073274 200073275 200073276 200073277 200073279 200073280 200073281 200073282 200073283 200073284 200073287 200073288 200073289 200073290 200073291 200073292 200073294 200073295 200073296 200073297 200073298 200073299 200073300 200073301 200073302 200073303 200073304
NURAINI SEMBIRING YUSNAWATI HARAHAP ELVINA SYARI PULUNGAN RAMADHAN RITONGA ZULKARNAEN PULUNGAN SRI JULIANI MUHAMMAD ISMAIL SARIFAH HANUM NASUTION ALI MUDA POHAN NURJANNAH PAKPAHAN THAMRIN DAULAY IRMADANI POHAN MISNAH PUJO S.PD HINDUN S.PD DARWIS SIRAIT ELDA AYUMI HASBULLAH SIREGAR MUHAMMAD YUNUS SIHOMBING HARAPAN BANGSA SRG MAIMUNAINI TUMIAM ACHMAD BAROS NURMA ADI SUPRAYETNO JAMILUDDIN SRI MURNIATI ZULFIAN IR SULAIMAN RAJAMIN HASIBUAN SUSILOWATI NANI SADRIATI SYEKH AKBARUDDIN ALKHOLIDI TETY NAFISAH ANWAR LUBIS IR M AYUB AFLINA DRA M.HUM M SUKADI DRS IBRAHIM SILALAHI PONIMAN A LATIEF RAMBE.BA R ST ISKANDAR AKIBAH UMI KALSUM HARAHAP SUARDI SEGAR HAZIZAH NURAINI SIREGAR DARWISAH NASUTION SURIADI BAHAR, SH, MH R0SDIANA SAHALA SITOMPUL NURHAYATI BR MANURUNG MASBUN RUBIAH NURATIKAH YUDI RUSDIANTO AFIFUDDIN NASUTION MASWIR SUMARNI MOEHAMMAD SOFYAN ZANIAR DERHANA BATUBARA ZAIMAR NURAINI RISMAN SARAGIH ABDUL WAHAB AMTO SUPATMAWATI NISMAH SIREGAR NURHAYATI BATUBARA M.SIDIK MENIK AMRAN HARAHAP TASRIF SIREGAR SRI YANTI SITI ASMAH HASANUDDIN ARTATI ASNI YUSNI MARPAUNG HIBATULLOH ZAIRIL AHMAD AMMAR FATIMAH HUTASUHUT MURNI ASAH HARAHAP SALBIAH SITORUS MAIMUNA POHAN MAHMUD HUTASUHUT AMNAH NASUTION SABIRIN DAULAY PURNAMA NASUTION RAHMAYANI TIROMIN TANJUNG SRI RATNA JOHORLAN DONGORAN SH IR ZULKIFLI LUBIS IR NURHIJJAH SAIFUL BAHRI HUTASUHUT SE DRS WAHRIL ARMAYA AZMI DELIANA SIREGAR RUBIYANTI ZULKIFLY HARAHAP,IR ZAINAL RAMBE SITI HABSYAH KHAIRY EL FUAD HASMIDAR HASIBUAN HOTMA SIREGAR SYAKIRIN HARAHAP M.KHUSAINI AMRI AZWIN YETA SYAHNIAR PURBA HAMDAN DJR RINI SUPRAPTI MISBAH NASUTION HANI JULIANA AGUSSALIM SORMIN MASDALIPAH TASDIK KOTO ASNAH MASBULAN LUBIS FATMAWATY KEMAT KARLIN KASIM TANJUNG SAMSINAR ALI IMRAN HARAHAP BA BGD RIZAL EFFENDI TANJUNG DRS.SUNNUN LUBIS AMINUDDIN DAULAY. DRS. MA NURHAYATI TAMBUNAN SUHAERY KHOLIZAH MAISYAROH SALADDIN LUBIS ASMIDAH SIREGAR SUDIRMAN AMIEN NYAK ROHANA HANUM ELLY HERAWATI DRA NUR ASIA HANUM IR ABDUL JALIL DALIMUNTHE SAIDA PURBA ARMEN LUBIS NISMAWATI SIREGAR MASLIA SURIYANI ISMAIL NASUTION.ST NGADINI MARTINI SIMATUPANG TETTI KHAIRANI ASMAH SUATI KAMALIAH ZAINAB RUSMIAH NURDIN SAMINGUN IBRAHIM SITI NURMA BR LUBIS MAIMUNAH JEFFRI ISKANDAR,SE SARIANI NASUTION ZULKIFLI SYAM NURHAWANI SIREGAR YUNIAR, DRA DIRA CHAYANTI NAONDANG HARAHAP SYAMSIAH ASDA MUHAMMAD RUSLI ELIDA HANNUM RATNA ADENEN
Bersambung ...
Aceh
C6 SIGLI (Waspada): Aksi kerusuhan di Lapas Tanjung Gusta, Medan, Sumatera Utara, menjadi perhatian jajaran kepolisian di berbagai daerah. Tak terkecuali Polres Pidie yang menggelar inspeksi mendadak (Sidak) ke Rumah Tahanan (Rutan), Benteng, Sigli, Rabu (17/7) pagi. Kapolres Pidie AKBP Sunarya, Sik, didampingi Kabag Ops Kompol M.Nazar, tiba di Rutan Benteng, sekira pukul 09:00. Rombongan disambut langsung Kepala Rutan, Benteng, Gunarto, S.Sos. SH.MSi. Kapolres Pidie AKBP Sunarya mengatakan, Sidak itu sebagai langkah preventif aparat pengamanan menyusul kerusuhan di Lapas Tanjung Gusta, Medan. Dari kunjungannya itu, Sunarya mengungkapkan secara garis besar pengamanan di Rutan Benteng, Sigli sangat baik. Kendati begitu, Polres Pidie akan menambah personil polisi untuk mengamankan Rutan. Penambahan personil dilakukan dalam upaya menghindari terjadinya hal-hal yang tidak inginkan, yang dapat terjadi sewaktuwaktu, seperti di Lapas Tanjung Gusta. Saat sidak ke beberapa blok napi, Kapolres terlihat menunjukkan keakraban. Hal itu terlihat dari dialog singkat dengan sejumlah napi di blok masing- masing. (b10)
Warga Tanam Tumbuhan Di Jalan
Nelayan Abdya Wajib Pakai Baju Pelampung BLANGPIDIE (Waspada) : Demi keamanan dan penanggulangan terjadinya kembali musibah warga hilang dilaut saat berlayar mencari ikan, Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Aceh Barat Daya mewajibkan pada setiap warga nelayan pada waktu turun ke laut agar memakai baju pelampung. HalitudisampaikanKepalaDinasKelautandanPerikanan(DKP) Abdya Drs Sulaiman, MM yang didampingi Kasat Pol Air Polres AbdyaIpdaKarnofiditemuiWaspadaSenin(15/7)dilokasiPelabuhan Pendaratan Ikan (PPI) Ujong Serangga Kecamatan Susoh, menurut Sulaiman perintah wajibnya memakai baju pelampung saat turun ke laut itu diambil kebijakan pihaknya guna mengantisipasi terulang kembali bencana badai yang menghanyutkan sejumlah nelayan dan sampai hari ini belum diketahui rimbanya. Kasat Pol Air Polres Abdya Ipda Karnofi pada kesempatan itu mengatakan selama dirinya bertugas pada jabatannya saat ini, nelayan Abdya hanyut dan hilang di laut yang berhasil terdata pihaknya yakni 12 orang. “Yang berhasil terdata saja itu 12 orang, kalau sebelum kami itu kami tidak tahu,”sebutnya. Disamping itu, Karnofi juga menyebutkan, 80 persen kapal bermotor nelayan Abdya merupakan kapal bodong tanpa dilengkapi surat-surat resmi yang diwajibkan. Pihaknya sudah mengimbau agar para pemilik kapal segera melengkapi surat-surat dimaksud, sekaligus Sat Pol Air Polres Abdya juga sudah mensosialisasi cara-cara melengkapi dokumen-dokumen kapal nelayan. (b08)
Waspada/Muhammad Riza
KAPOLRES Pidie AKBP Sunarya, SIk didampingi Kepala Rutan Sigli, Gunarto, S.Sos, SH.MSi, keluar dari Rutan Benteng Sigli, usai melakukan Sidak, Rabu (17/7).
Polisi Sita Ribuan Petasan Di Kampung Baru BANDA ACEH (Waspada): Aparat Polresta Banda Aceh menyita ribuan petasan berbagai jenis dari sejumlah pedagang toko grosir mainan di kawasan Pasar Kampung Baru, Pasar Aceh. “Semua barang bukti petasan semua jenis, kami sita dan pedagangnya diberi pembinaan agar tidak menjualnya lagi,” ujar Kapolresta Banda Aceh Kombes pol Moffan MK melalui Kabag Ops Polresta Banda Aceh Kompol Sulaiman YS, Rabu (17/7). Razia dilakukan puluhan polisi dari semua unit, seperti
Sabhara, Reserse Kriminal hingga Intelkam. Razia dilakukan di kawasan Pasar Peunayong dan Pasar Kampung Baru yang menjadi salah satu lokasi pusat perdagangan toko mainan yang menjual petasan dan kembang api. Perlu diketahui, ada beberapa jenis kembang api dan petasan yang tidak boleh diedarkan dan polisi ditugaskan menindak tegassiapasajayangmenjualatau membunyikannya. Petasan yang dimaksud seperti bahan ledak dengan isian amunisi sekitar 2-8 inci atau beratnya lebih dari 20 gram. Penggunaan amunisi yang seperti ini wajib memiliki izin dari pihak
kepolisian. Polisi, kata dia, selama Ramadhan hingga Lebaran ini, tidak akan berhenti melakukan razia untuk mencegah beredarnya petasan atau kembang api yang tidak sesuai perizinannya. “Jika menemukan beredarnya petasan, bahkan membunyikannya maka kami tidak akan segan menindak tegas,” katanya. Ia berharap, selama Ramadhan hingga Lebaran, Kota Banda Aceh pada khususnya menjadi kota yang bebas petasan. Karena itulah, pihaknya mengimbau kepada masyarakat untuk berperan serta dan aktif mengingatkan siapa saja yang bermain petasan. (cb01)
Waspada/Khairul Boangmanalu
ALI RAFIDI menyampaikan materi pelatihan bagi sejumlah pelaku PNPM-MP Kecamatan Penanggalan, Subulussalam di SDN Kuta Tengah, Rabu (17/7)
Seragam Sekolah Laku Keras BANDA ACEH (Waspada) : Memasuki tahun ajarana baru, penjualan seragam sekolah laku keras pada sejumlah toko di Pasar Lambaro, Aceh Besar dan Kota Banda Aceh. Permintaan seragam sekolah tersebut terus mengalami peningkatan sejak beberapa pekan terakhir. Seorang penjual seragam sekolah di Pasar Lambaro, Aceh Besar, Sanusi mengatakan, dalam beberapa hari terakhir para orangtua mulai sibuk membeli seragam sekolah untuk anakanak mereka. Diakuinya, permintaan seragam sekolah meningkat signifikan apalagi seminggu menjelang sudah mulai masuknya sekolah tahun ajaran baru, pada Senin (15/7) lalu. “Sejak seminggu lalu sudah terasa banyak permintaan seragam sekolah, kalau hari-hari seperti ini kita bisa meraup omzet sampai Rp5 hingga Rp7 juta. Apalagi saat masuk sekolah omzet lebih meningkat lagi karena pembeli seragam sekolah lebih banyak,” katanya. Hal senada dikatakan Darwin, pedagang baju seragam sekolah dan anak-anak. Menurutnya, setiap tahun ajaran baru, permintaan baju sekolah baru sangat tinggi terutama untuk usia SD dan SMP. “Permintaan seragam yang paling banyak itu seragam SD, tiap tahunnya meningkat. Disusul anak SMP, juga SMA, bahkan kita juga menjual seragam TK,” ujarnya.(b09)
SIGLI (Waspada): Bulan suci Ramadhan sebagian umat muslim meningkatkan ibadah, karena pada bulan suci ini penuh pengampunan. Berbeda dengan FT, 24, Bidan Desa (Bides) dari Puskesmas, Kota Sigli dan seorang pria muda berprofesi oknum polisi (belum diketahui namanya) digerebek warga karena diduga berduaduaan dalam kamar kos di Lingkungan Lambusoe, Desa Keramat Luar, Kecamatan Kota Sigli, Pidie, Selasa (16/7), sekira pukul 21:30. Lokasi Kos terpaut 20 meter dari Meunasah Nurul Islam, Lingkungan Lambusoe, Keramat Luar. Saat itu, hampir seluruh warga Lingkungan Lambusoe sedang larut dalam ibadah shalat tarawih. Kepala Desa Keramat Luar, Abdullah, AB, kepada Waspada, Rabu (17/7) membenarkan beberapa warganya telah menangkap sepasang muda-mudi di dalam rumah kos di lingkungan Lambusoe. Pasangan haram itu bukan warga desanya melainkan pendatang, FT asal Bireuen dan seorang oknum polisi yang namanya belum diketahui. Menurut Abdulah, AB, dari keterangan warga, rumah kos tempat tinggal FT, sudah beberapa hari diintai warga, karena FT sering membawa masuk lelaki ke dalam rumah kos tempatnya tinggal itu. Pada saat dilakukan penggerebekan oleh warga, Abdullah, bersama warga lainnya sedang melaksanakan shalat Tarawih. Sementara polisi yang mengetahui warganya menangkap oknum polisi bersama FT, yang diduga sedang berduaan, lalu mengamankan kedua tersangka dari warga yang marah. “ Kemudian FT dan oknum
polisi itu dibawa oleh Provos (propam) ke Mapolres” papar Abdullah, AB. Seorang warga Lambusoe, yang tidak mau disebutkan namanya mengungkapkan, warga menggerebek rumah Kos FT, pada pukul 21:00. Aksi itu dilakukan warga karena dicurigai FT, telah menginapkan seorang pria selama tiga hari di rumah kosnya. Saat dilakukan penggerebekan, FT, duluan keluar dari kos dengan mengenakan mukena dan berdalih pada warga ia baru kembali dari Meunasah usai melakukan shalat tTarawih. FT, juga berkilah dengan menyebutkan tidak ada seorang pun di dalam rumah kos itu. Warga yang tidak percaya dengan pengakuan FT, lalu masuk ke rumah kos dan mendapati seorang pria di dalamnya. Geram dengan sikap kedua insan tersebut warga pun mencoba membawa pasangan non muhrim itu ke Meunasah. Namun bukannya menuruti warga, sang pria justru lari masuk ke dalam rumah seraya mengatakan dirinya adalah seorang anggota salah satu elit Polri. “Kalian jangan macam-macam, saya ini dari (satu satuan elit Polri),” ucap pria kepada warga yang ingin membawanya ke Meunasah.Tak lama berselang datang beberapa personil polisi dari Polsek Kota Sigli, mengamankan pasangan itu. Wakapolres Pidie Kompol Dirharto, kepada Waspada, mengungkapkan oknum polisi yang ditangkap warga karena dicurigai mesum bukan anggota Polres Pidie. Begitupun dia menjelaskan perbuatan dilakukan oknum polisi itu belum dikategorikan mesum karena anggota itu sendirian di kamar kos dan dikira masyarakat bawa perempuan. (b10)
5 Daerah Nominator Tuan Rumah MTQ Aceh 2015 BANDA ACEH (Waspada) : Lima kabupaten/ kota, masing-masing Nagan Raya, Pidie, Aceh Besar, Lhokseumawe dan Abdya resmi menjadi nominator tuan rumah Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Aceh XXXII yang dilaksanakan Juni 2015 mendatang. Kepala Dinas Syariat Islam Aceh, Prof. Dr. Syahrizal Abbas, MA menjelaskan kelima kabupaten/kota telah menyampaikan surat permohonan resmi kepada Gubernur Aceh, untuk menjadi tuan rumah pelaksana MTQ Aceh XXXII itu. “Kita secara resmi telah menerima permohonan sebagai tuan umah dari kelima kabupaten/ kota itu,” ungkap Syahrizal usai rapat teknis penyusunan indikator penilaian calon tuan rumah MTQ Aceh XXXII Tahun 2015, Selasa (16/ 7) di Dinas Syariat Islam Aceh, Banda Aceh. Sekretaris Dinas Syariat Islam, Usamah ElMadny kepada Waspada menyebutkan, dalam penilaian Syahrizal kelima daerah itu memiliki peluang dan kesempatan yang sama menjadi pelaksana MTQ Aceh XXXII. “Namun secara teknis untuk menentukan tuan rumah terpilih Gubernur Aceh dalam waktu dekat ini akan membentuk tim verifikasi penentuan tuan rumah MTQ Aceh XXXII tahun 2015 yang anggotanya dari sejumlah pihak terkait,” katanya.
Lebih lanjut, Syahrizal menjelaskan dalam melaksanakan tugasnya tim verifikasi akan melakukan dua tahapan verifikasi yang terdiri dari verifikasi administrasi dan verifikasi faktual. Verifikasi administrasi akan dilakukan bersamaan dengan presentasi dari bupati/wali kota di hadapan gubernur. Sedangkan verifikasi faktual dilakukan tim turun langsung ke lapangan setelah bupati/wali kota melakukan presentasi di hadapan gubernur. Syahrizal juga memastikan, tim verifikasi yang dibentuk gubernur akan bekerja secara profesional dan independen. Tim verifikasi dalam bekerja merujuk pada 14 indikator penilaian tuan rumah MTQ Aceh XXXII yang telah disusun tim. 14 Indikator penilaian itu, di antaranya dukungan anggaran, tersedianya akomodasi dan konsumsi dewan hakim, posisi arena utama yang strategis, desain panggung utama standar LPTQ, tersedia transportasi lokal, serta dukungan listrik, kesehatan, keamanan dan masyarakat. Hasil kerja tim verifikasi dilaporkan kepada gubernur dan gubernur akan menetapkan dengan Keputusan Gubernur daerah terpilih sebagaipelaksanaMTQAceh2015.“KitaberharapMTQ Aceh XXXII nanti lebih baik, serta lebih berkualitas dari berbagai aspek,” cetus Syahrizal. (b06)
ASDP Tambah Frekwensi Penyeberangan
Pelaku PNPM-MP Pelatihan SUBULUSSALAM (Waspada): Seratusan orang pelaku Program Nasional Pembangunan Masyarakat-Mandiri Perkotaan (PNPM-MP) dari 10 desa se-Kec. Penanggalan, Subulussalam mengikuti pelatihan di Gedung SDN Kuta Tengah, Kec. Penanggalan, Subulussalam, Rabu (17/7). Tim Fasilitator Syahrial dan Broto Dwihartoyo kepada Waspada di sela-sela pembukaan acara mengatakan, pelatihan sehari penuh itu diikuti para UPK, UPS, UPL, Sekretariat dan Dewan Pengawas. “Untuk sepuluh desa, masing-masing menyertakan dua belas orang dari semua unsur terkait,” aku Syahrial perkirakan 120 orang peserta pelatihan itu. Hadir pada acara pembukaan sekaligus sebagai narasumber, Pj. Camat Hotma Capah, Kasatker dari Dinas PU Subulussalam, Ali Rafidi Asisten Koordinator Kota (Korkot) Karnimah, Tim Fasilitator (Ekariadi, Amran, Broto Dwihartoyo dan Syahrial) dan Koordinator Forum BKM Kecamatan Penanggalan, Suryadi. Seperti data Siti Khadijah, Konsultan PNPM Perkotaan selaku Koordinator Kota Subulussalam diterima Waspada belum lama ini, aset Program PNPM-MP Kota Subulussalam meliputi 38.022 relawan, 9.173 relawan terlatih, 2.876 anggota BKM terlatih, 74 BKM, 15.541 KSM (lingkungan, sosial dan ekonomi), 14.233 anggota miskin dan 5.762 anggota perempuan. (b28)
Kamis 18 Juli 2013
Oknum Aparat Dan Bides Digerebek Warga Dalam Kamar Kos
Sidak Rutan, Kapolres Pidie Akan Tambah Personil
NAGAN RAYA (Waspada) : Persoalan debu jalanan yang kerap muncul akibat lalu lintas kendaraan mobil berat pengangkut buah sawit kerap membuat warga resah. Bahkan saat musim kemarau, warga Desa Blok Tujuh kerap menjadi langganan abu. Merasa tidak nyaman dengan hal itu, beberapa waktu lalu warga sempat protes. Aksi protes warga dilampiaskan dengan menanam tumbuhan hidup di jalan dan memalang jalan dengan kayu besar. Bahkan hingga mencor rel lokomotif pengangkut buah sawit dengan menggunakan semen. Menyikapi aksi yang jadi berulang-ulang tersebut, akhirnya pihak perusahaan yang bergerak di bidang sektor perkebunan sawit, PT Socfindo Seunagan, Kabupaten Nagan Raya, menyikapi dengan mengaspal ruas jalan kebuan yang tepat berhadapan dengan rumah warga. Pengurus Kebun Atas Wijaya mengakui hal itu. Seperti diketahui hingga Rabu (17/7), masih terdapat ruas jalan yang belum teraspal dan berada tepat di permukiman warga desa. Atas mengaku pengaspalan akan tetap dilakukan. Hanya saja tidak tahun ini. Sebab, akan dilakukan bertahap. “Kami tetap merespon keluhan-keluhan masyarakat di sekitar wilayah kebun. Dan tanggung jawab sosial pihak perusahaan terhadap wilayah desa di sekitarnya memang sudah menjadi program. Untuk itu tentunya program tersebut berjalan berkala setiap tahun,” katanya. (cda)
WASPADA
Waspada/Gito rolies
APARAT Polresta Banda Aceh menyita ribuan petasan berbagai jenis dari sejumlah pedagang toko grosir mainan di kawasan Pasar Kampung Baru, Pasar Aceh. Foto direkam, Rabu (17/7).
Satu Lagi, Pembunuh Diana Dituntut 20 Tahun Penjara BANDAACEH (Waspada) : Terdakwa Amiruddin,28, salah seorang pelaku pemerkosa dan pembunuh almarhumah Diana,6, dituntut 20 tahun penjara dalam sidang Pengadilan Negeri Banda Aceh, Rabu (17/7). Sebelumnya, pada (19/6), majelis hakim telah terlebih dahulu menjatuhkan vonis kepada terpidana Hasbi Lara bin Ibrahim Lara, 17, yang tak lain adalah paman korban sendiri, selama sembilan tahun, enam bulan (9,5 tahun) penjara. Selain itu, sebut Jaksa Penuntut Umum Syarifah Rosnizar,terdakwa juga dihukum untuk membayar denda sebesar Rp 100 juta, subsidair enam bulan kurungan.Terdakwa Amiruddin, yang juga residivis, kata jaksa, telah terbukti turut serta bersama-sama melakukan perbuatan yang sadis ini. JPU mengatakan, terdakwa
Amiruddin terbukti melanggar pasal 80 ayat (3) dan pasal 81 ayat 1 Undang-undang RI No.23 tahun 2002 tentang Perlindungan Anak jo. pasal 55 ayat (1) ke-1 KUHP. Dalam tuntutan, itu jaksa menyebutkan, terdakwa Amiruddin yang ditahan penyidik sejak 28 Maret 2013, yang saat ini sedang menjalani hukuman pembebasan bersyarat, itu telah terbukti melakukan pembunuhan dan pemerkosaan terhadap korban pada 19 Maret 2013, secara bersama-sama dengan terpidan Hasbi Lara. Kata jaksa, hal yang memberatkan, perbuatan terdakwa telah menimbulkan trauma bagi keluarga korban, perbuatan terdakwa meresahkan masyarakat,terdakwa berbelit-belit dalam memberikan keterangannya dan terdakwa seorang residivis dalam dalam kasus
yang sama. Sedangkan yang meringankan, menurut jaksa, tidak ditemukan. Sebagaimana diberitakan, tragedi mengenaskna itu terjadi mulanya, kedua terdakwa ini membawa korban (Diana) untuk jalan-jalan ke Taman Sari Banda Aceh. Kemudian, sekira pukul 22:00 kedua terdakwa dan korban kembali ke rumahnya di Gampong Peulanggahan, Kecamatan Kutaraja, Banda Aceh. Namun, dalam perjalanan kedua terdakwa membawa korban ke dalam rawa-rawa yang berada di lorong jalan pulang ke rumah korban. Setelah berada di dalam rawa-rawa kedua pelaku langsung memegang tangan dan kaki korban. Lalu, korban diperkosa dan dibunuh dengan cara mencekik leher korban. Mayat korban yang dilempar di semak-semak, baru diketahui setelah mayat itu membusuk selama tujuh hari. (b02)
PULAU BANYAK (Waspada) : ASDP Indonesia ferry mulai 1 Agustus 2013 menambah frekwensi penyeberangan KMP Teluk Sinabang Enam trif perminggu lintasan Sinabang – Labuhan Haji dan KMP Teluk Singkil menjadi Empat trip perminggu dengan lintasan Sinabang – Singkil . General Menejer ASDP Indonesia ferry Singkil Vega Ryanto melalui salinan surat nya yang diterimaWaspada Rabu (17/7) Nomor : OP/001/ 30/40/ASDP-SKL/2013 tanggal 16 Juni 2013 tentang perubahan pola operasi KMP Teluk Sinabang dan KMP Teluk Singkil . Dimana selama ini KMP Teluk Sinabang hanya melayani lintas komersil Sinabang – Labuhan Haji juga akan melayani lintas komersil Sinabang – Singkil dengan frekwensi perminggu Enam trip dan untuk lintas Sinabang – Labuhan Haji , dan Empat trip lintas Sinabang- Singkil. Sementara KMP Teluk Singkil yang selama ini melayani lintas penyeberangan Sinabang – Singkil , Singkil – Pulau Banyak dan Singkil – Gunung Sitoli , hanya melayani lintas penyeberangan perintis Singkil – Pulau Banyak dan Singkil – Gunung Sitoli dengan frekwensi per-
minggu Empat trip untuk lintas Singkil – Pulau Banyak dan Empat trip untuk lintas Singkil – Gunung Sitoli . Adapun pola operasi KMP Teluk Singkil mulai 1 Agustus 2013 penyeberangan Singkil – Pulau Banyak waktu keberangkatan pukul 10:00 hari Selasa dan pukul 14:00 untuk keberangkatan pada hari Jumat. Selanjutnya Pulau Banyak – Singkil jam keberangkatan pukul 10:00 hari Rabu dan pukul 10:00 untuk keberangkatan hari Minggu , Singkil – Gunung Sitoli waktu keberangkatan pukul 22:00ntuk keberangkatan hari Rabu dan pukul 22:00 untuk keberangkatan hari Minggu , serta Gunung Sitoli – Singkil waktu keberangkatan pukul 22:00 untuk keberangkatan hari Senin dan pukul 22:00 untuk keberangkatan hari Kamis. Sedangkan pola operasi KMPTeluk Sinabang penyeberangan Labuhan Haji – Sinabang hari Selasa , Jumat dan Minggu pukul 23:00, Sinabang – Labuhan Haji hari Selasa , Rabu dan Minggu pukul 11:00, Sinabang – Singkil hari Senin , Sabtu pukul 10:00 dan penyeberangan Singkil – Sinabang pada hari Senin dan Sabtu pukul 23:00. (cdin)
Safari Ramadhan Perdana Di Terangun BLANGKEJEREN (Waspada) : Pemerintah Kabupaten Gayo Lues mulai melaksanakan Safari Ramadhan perdana 1434 H di Masjid Kampung Padang Kecamatan Terangun, Selasa (16/7). Acara ini selain bentuk silaturahmi dengan warga, juga untuk mempererat ukhuwah
Islamiyah. Safari Ramadhan perdana yang dimulai pada hari ketujuh puasa ini, dihadiri Bupati Gayo Lues bersama istri dan seluruh SKPK pada jajaran Pemkab Gayo Lues, tercatat mulai dari camat, Kabag dan setingkat eselon IV. (cjs)
Tim Kecil Yang Solid Membelah Isolasi Gempa TANPA kerja keras dan kerja sama, walau memiliki keahlian, belum tentu sebuah pekerjaan akan mulus. Namun bila dibaringi dengan niat ihlas, sebuah tim work kecil, yang tidak diperhitungkan, namun meraih kesuksesan. Itulah yang dilakukan DPUK Aceh Tengah, mampu membebaskan kawasan terisolasi gempa dalam hitungan jam. Muhammad Syukri Pj. Kepala PU, matanya terlihat merah. Kurang tidur.Wajahnya kusam. Namun pemikirannya tetap jalan. Usai gempa, dia menelepon penulis. “ Aman Iko, entah kita ku Ketol, ibersehi mulo dene ni. Aman Iko, ayo kita ke Ketol, kita bersihidulujalanini,mak-sudnya jalan menuju gempa Red”. Namun permintaan Syukri, tidak mampu Waspada penuhi, karena sedang mengu-ngsikan keluarga yang panik, setelah
lantai rumah kediaman Waspada terbelah dihentak gempa. Ahirnya Asisten pembangunan Pemkab Aceh Tengah ini, ditemani Rijaluddin, Kepala BKD membelah malam saat amukan gempa masih sahut menyahut. Disisi lain, Akmal, Kepala UPTD workshop PU Aceh Tengah sedang mempersiapkan alat berat menuju kawasan terparah. “Tidak mungkin dalam situasi seperti ini kita memikirkan pencairan dana. Apapun harus dilakukan. Pekerjaan besar ini harus sukses,” sebut Akmal pada Munadi yang harus mendapatkan BBM. SPBU tutup, listrik mati, amukan gempa ini, telah melumpuhkan Aceh Tengah. Dalam suasana kalut itu, Akmal berhasil mendapatkan BBM. Mengerahkan dua personil andalannya ke lapangan, menye-
Muhammad Syukri Pj. Kepala PU lamatkan korban dan membebaskan kawasan terisolir akibat amukan gempa. Saat di Redines, tumpukan Longsor cukup besar menutupi jalan. Bebatuan terus turun ke
jalan dan perkebunan kopi. Kayu bertumbangan. Bukan makanan loader, tetapi Akmal memaksa Munadi untuk melaksanakan tugas, sesekali dia melihat ke atas gunung. Bebatuan terus turun. Karena tidak ada mekanik chainshaw untuk memotong kayu, Akmal, mengambil peran. Walau belum pernah memegang chainshaw, dalam kegelapan malam itu, Kepala UPTD workshop alat berat ini mengadu alat pemotong ini dengan kayu yang bergelimpangan. “Saat itu hilang rasa takut. Tidak saya pikirkan batu dan tanah yang terus turun. Saya fokus memotong pohon yang rebah di jalan antar tumpukan kayu. Ternyata yang bukan ahlinya berat juga memotong kayu,” sebut Akmal. Hari pertama dan kedua
gempa, memang semuanya serba panik. Tidak ada yang urus makan, warung tidak terbuka. Tetapi lapar dan dahaga tidak membuat tim ini mundur dari pertarungan membebaskan kawasan terisolir. Bahu membahu, mengkondisikan lapangan, siap dimarahi pimpinan, membuat tugas itu sukses. 17 titik longsor yang berat diselesaikan. “Bila kita perhitungkan hanya beko dan loader, tidak mungkin pekerjaan sebesar itu dapat kita lakukan dalam hitungan tiga hari, ruas jalan utama tuntas,” sebut Akmal. Namun karena panggilan nurani dan tugas kemanusian, para operator alat berat ini tidak kenal lelah. “Kalau diberikan penghargaan, merekalah pahlawan dalam gempa ini. Menyabung nyawa demi orang lain,”
sebut Syukri. “Sebagai bupati saya mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang tulus dan benar ihlas dalam menangani musibah gempa ini. Dalam hitungan jam, dengan alat minim kawasan gempa sudah bebas dari isolasi,” sebut Bupati Aceh Tengah, Nasaruddin menjawab Waspada, menanggapi kinerja stafnya di lapangan. Sebuah tim kecil, bila memiliki tekad yang kuat dan dikoordiner dengan baik, akan menghasilkan karya yang besar. Tim PU Aceh Tengah sudah membuktikan ketika negeri Gayo Lut diamuk gempa. Bila hati tulus dan ihlas, seberat apapun tantangan itu, akan mampu diselesaikan. Demi kemanusian nyawa dipertaruhkan. Bahtiar Gayo
Aceh
WASPADA Kamis 18 Juli 2013
Puting Beliung Rusak Empat Rumah
IPQAH Bireuen Tadarus Semarak Ramadhan
LHOKSUKON (Waspada): Angin kencang yang diyakini puting beliung merusak empat rumah di Desa Bintang Hu, Kec. Lhoksukon, Aceh Utara, Selasa (16/7) pukul 17:30. Tak ada korban jiwa, namun satu rumah panggung milik M Jamil Jamal, 60, rusak berat. Atap seng rumah itu porak-poranda setelah diterbangkan angin kencang hingga sekira 30 meter. Sementara tiga rumah lainnya, masingmasing milik Jafaruddin, 43, Mahyeddin, 50, dan Yusuf 54, yang berada dekat rumah M Jamil, hanya rusak ringan. Ketiga rumah ini rusak lantaran sempat terkena material atap rumah M Jamil saat melayang-layang di udara. “Anginnya berputar-putar sangat kuat dan bergemuruh. Angin itu mencabut dan menerbangkan atap rumah M Jamil, seperti kita meniup kapas,” kata Razali, 42, saksi mata yang juga kepala dusun setempat.
BIREUEN (Waspada) : Segenap kaum muslimin dan muslimat memeriahkan bulan suci Ramadhan bulan dengan penuh kegembiraan. “Di bulan yang penuh rahmat dan magfirah segenap kaum muslimin melaksanakan ibadah puasa bertaqarrub kepada Allah dan menyemarakkan gema Ramadhan bertadarus usai melaksanakan shalat Tarawih,” kata Ketua IPQAH (Ikatan Persaudaraan Qari-Qariah Hafizh-Hafizah Kabupaten Bireuen Jufliwann. Tadarus IPQAH setiap malam berkumandang menggema di Bireuen yang menyejukkan hati kaum muslimin dan muslimat warga kota Bireuen. (b12)
Pemkab Bireuen Buka Puasa Di Masjid Taqwa Geurugok LEUBU (Waspada) : Dua tim dari Ramadhan Pemkab Bireuen dalam kunjungan sadari Ramadhan berbuka puasa bersama dengan masyarakat di Masjid Taqwa Geurugok dan Masjid Istiqamah Leubu, Selasa (16/7) malam. Tim –I Safari Ramadhan Pemkab Bireuen diketuai Bupati Bireuen Ruslan M Daud didampingi unsur Muspida dan Muspida Plus, para Kadis, Kakan Kemenag Zulhelmi A Rahman dengan penceramah Ramadhan Rais Mustafa, anggota DPRK Bireuen dan buka puasa bersama di Masjid Taqwa Geurugok Kecamatan Gandapura. Tim-2 diketuai Wakil Bupati Mukhtar Abda didampingi pejabat sipil, TNI/Polri dengan penceramah Ali Usman, anggota DPRK Bireuen berbuka puasa bersama di Masjid Istiqamah Leubu Masjid Kecamatan Makmur. Dalam kunjungan itu kedua tim menyerahkan bungong jaroe (sumbangan) masing-masing Rp5 juta kepada Imum Chiek kedua masjid. (b12)
Selama Ramadhan, Sampah 30 Ton Per Hari BIREUEN (Waspada): Sampah di Kota Bireuen selama Ramadhan meningkat seratus persen. Sebelumnya sampah hanya mencapai 15 ton per hari, kini meningkat hingga 30 ton per hari. Karenanya, untuk menjaga kebersihan kota diperlukan kerja ekstra dari dinas terkait dan jajarannya. Demikian Kadis Pengelola Pasar, Kebersihan dan Pertamanan setempat, Zamri, Rabu (17/7). Menurutnya, meningkatnya jumlah sampah ini karena adana peningkatan aktivitas masyarakat selama Ramadhan. “Seperti ampas tebu dan kulit kelapa muda,” terangnya. Kendati demikian, kata Zamri, hingga saat ini pihaknya masih mampu mengelola sampah dengan baik sehingga kebersihan Kota Bireuen tetap terjaga. “Semua sampah masih bisa terangkut ke TPA,” ucap Zamri. Lebih lanjut dia menjelaskan, dengan 13 unit armada truk sampah yang ada biasanya sampah terangkut dengan dua rit. Namun, dengan meningkatnya sampah, armada truk sampah melakukan tiga hingga empat rit per hari. (b17)
Siswa SMPN 1 Bireuen Ikuti Pesantren Kilat BIREUEN (Waspada) : Sebanyak 310 siswa SMPN 1 Bireuen mengikuti pesantren kilat selama seminggu pada 15-20 Juli. Wakil Ketua Kesiswaan SMPN 1 Suyono menjelaskan, pesantren kilat serentak seluruh siswa SD, SMP, SMA dan SMK Kabupaten Bireuen atas instruksi Kadis P dan K, dilaksanakan seminggu di sekolah masing-masing. Selama mengikuti pesantren kilat, para siswa SMPN 1 Bireuen dibekali pembelajaran agama, iman dan tauhid dengan tutor Asma Hamzah, akhlakul karimah dengan tutor Kartini, mengaji Alquran dan Hadis dengan tutor Sutini dan pelaksanaan praktik fardhu kifayah memandikan dan shalat jenazah dengan tutor Rita Rianur. (b12)
Bupati Bireuen Apresiasi Kemenakertrans
Stok Meningkat, Harga Ikan Menurun LHOKSEUMAWE (Waspada): Hasil tangkapan ikan nelayan di Kota Lhokseumawe melalui Tempat Pelelangan Ikan (TPI) Pusong mengalami peningkatan, Selasa (16/7). Akibatnya harga jual ikan di pasar Pusong mengalami penurunan. “Memang hari ini harga ikan sedang turun. Ikan yang turun harganya seperti ikan bandeng. Kalau hari biasa, harga bandeng kami jual mencapai Rp15 ribu. Hari ini berubah menjadi Rp14 ribu,” ujar Zakaria, salah seorang penjual ikan di pasar Pusong. Selain ikan, harga udang windu juga mengalami hal yang sama. Pada hari biasanya, harga udang windu tersebut per kilonya dijual mencapai Rp60 ribu. Sementara pada hari kemarin harga udang windu dijual seharga Rp55 ribu. “Turunnya harga ikan di pasar ikan Pusong disebabkan hasil tangkapan nelayan yang telah terlalu banyak. Hingga menyebabkan harga sejumlah ikan mengalami penurunan,” tutur Zakaria kembali. Salah seorang pembeli Verawati mengaku, lebih baik harga barang pokok memang lebih menurun. Karena tidak memberatkan masyarakat, di saat kondisi ekonomi yang semakin sulit, seperti saat ini. (cmk)
Garuda Indonesia
GA 0278 Medan GA 0142 Jakarta/Medan GA 0146 Jakarta/Medan
Lion Air
JT 304 Jakarta JT 306 Jakarta/Medan JT 396 Jakarta/Medan
Sriwijaya Air
SJ 010 Jakarta/Medan
Air Asia
QZ 8023 Medan AK 1305 Kuala Lumpur *
Fire Fly
FY 3401 Penang* * Setiap Senin, Rabu, Jumat dan Minggu.
Waspada/Musyawir
RUMAH M Jamil Jamal di Desa Bintang Hu, Lhoksukon. Atap rumah ini rusak total setelah disapu angin puting beliung,Selasa (16/7)
16 Bulan, 13 Gajah Mati Di Aceh LHOKSEUMAWE (Waspada) : Berdasarkan data World Wild Fund (WWF), sejak April 2012 sebanyak 13 gajah Sumatera (elephas maximus sumatranus) mati di Aceh akibat ulah manusia. Terakhir terjadi di Desa Ranto Sabon, Kecamatan Sampoiniet, Aceh Jaya, 13 Juli lalu setelah diambil gadingnya. Berdasarkan data tersebut, Manajer Operasional Selamatkan Isi Alam Flora dan Fauna (SILFA) Aceh, Armia Jamil, Rabu (17/7) di Lhokseumawe mengatakan, selama 16 bulan ini telah terjadi 13 kasus kematian gajah dengan mengenaskan di Aceh. Kematian ini erat kaitan dengan perbuatan manusia akibat lemah pengawasan pemerintah. “Merasa prihatin matinya 11 ekor gajah Sumatera, periode April-Desember 2012, dan dua ekor pada tahun ini. Di mana kajadian diduga akibat memakan racun yang sengaja diletakkan di kawasan perkebunan sawit. Namun, BKSDA Aceh telah melakukan beberapa penyelidikan, termasuk melakukan otopsi dengan pengambilan barang bukti,” ujarnya. Armia merincikan, pada April 2012 terjadi di pingggir hutan Woyla, Aceh Barat. Seekor gajah mati, namun pihaknya tidak menindaklanjuti karena lokasi sulit terjangkau. Kemudian tiga kasus terjadi di Kabupaten Aceh Jaya. Pada 29 April, seekor gajah betina mati di Sim-
Manajer Operasional SILFA, Armia Jamil pang IV Krueng Ayon, Kecamatan Sampoinet akibat diracun. Kasus kedua terjadi di Desa Pante Kuyun, Kecamatan Setia Bakti, tepatnya pada 5 Mei, seekor gaja mati diduga kena racun dan terakhir pada 13 Juli 2013, seekor gajah betina besar bernama Si Genk mati, dugaannya dibunuh setelah diambil gadingnya. Kematian baru-baru ini, kata Armia, mendapat perhatian khusus dari Presiden SBY melalui akun Twitternya. Di Kabupaten Aceh Timur, terdapat dua kasus, pertama terjadi pada 2 Juni, sebanyak tiga ekor gajah mati dengan kondisi mengenaskan di perkebunan PTPN I, di Alur Labu, Kecamatan Birem Bayeun. Di Kecamatan yang sama, di Desa Blang Tualang, seekor anak gajah juga
mati mengenaskan. Selanjutnya pada 12 Juni, dua ekorgajahmatidiDesaJamboDalem, Kecamatan Trumon Timur, Aceh Selatan. Kemudian juga terjadi di lokasi perkebunan kelapa sawit Cot Girek, Kabupaten Aceh Utara. Pada 25 September, seekor anak gajah mati di pinggir sungai di Cot Girek. Dua kasus lagi di Aceh Utara, satu kasus terjadi di Cot Girek terjadi pada Agustus 2012, seekor gajah mati. Kejadian ini berdasarkan laporan masyarakat kepada pihak WWF. Kemudian baru-baru ini, 23 Juni terjadi lagi di Desa Blang Pante, KecamatanPayaBakong,dariduaekor yang ditemukan, satu di antaranyamatidalampeliharaanwarga. “Banyaknya kasus kematian gajah di Provinsi Aceh dalam setiap tahun, membuktikan pemerintah dalam hal ini Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) tidak bekerja maksimal sesuai tugas dan tanggungjawab mereka. Kami khawatir, bila terus berlangsung gajah Sumatera akan punah di Aceh,” ujar Armia Jamil. KajianWWF-Indonesia menunjukkan bahwa populasi Gajah Sumatera kian hari makin memprihatinkan. Dalam 25 tahun, kehilangan sekitar 70 persen habitatnya serta populasinya menyusut hingga lebih dari separuh. Kini diperkirakan menurun jauh karena terus menyusut. (cmk)
Kampanye Terselubung Caleg Di Lhokseumawe
BIREUEN (Waspada): Bupati Bireuen Ruslan HM Daud menyambut kedatangan rombongan pejabat KementerianTenaga Kerja danTransmigrasi (Kemenakertrans) saat singgah di Meuligoenya, Selasa (16/7) dalam perjalanan mengantar bantuan untuk korban gempa ke Aceh Tengah dan Bener Meriah. “Kita hendak ke Bener Meriah dan Aceh Tengah untuk mengantar bantuan kepada korban gempa di Aceh Tengah dan Bener Meriah, namun kita singgah di Meuligoe Bupati Bireuen sebentar untuk jumpa bupati sekaligus untuk kita minta du-kungan danbantuanbilakamibutuhkansaatberadadiGayo,karenaBireuen sangatdekatdengankawasanyanghendakkamituju,”kataDirektur Bidang Pengawasan Ketenagakerjaan Kemenakertrans RI, Bakhtiar di Meuligoe Bupati Bireuen, Selasa (16/7). Bupati Bireuen Ruslan berterimakasih kepada tim Kemenakertrans yang telah bersedia membantu korban Gempa di tanah daratan Gayo. (cb02)
Tiba (flight, asal, waktu)
C7
Berangkat (flight, tujuan, waktu)
07:05 10:45 14:50
GA 0279 Medan GA 0143 Medan/Jakarta GA 0147 Medan/Jakarta
07:45 11:3 0 15:45
11:35 15:55 21:30
JT 397 Medan/Jakarta JT 307 Jakarta JT 305 Medan/Jakarta
06:00 12:15 16:35
12:50
SJ 011 Medan/Jakarta
13:35
12:00 11:20
QZ 8022 Medan AK 1306 Kuala Lumpur*
12:25 11:45
14:00
FY 3400 Penang*
14:20
LHOKSEUMAWE (Waspada): Pemilu legislatif tingkat kabupaten/kota dan provinsi masih sangat jauh, namun kampanye para calon legislatif (caleg) sudah berselemak, baik melalui spanduk, umbul-umbul di lembaran Imsakiyah dan ucapan penyambutan Ramadhan kali ini. “Pose para caleg yang ada di jalan-jalan layaknya seperti kontes Ramadhan, padahal
Pemilunya 9 April tahun depan. Mungkin karena tidak ada larangan, momen ini menjadi sebuah peluang besar untuk berkampanye,” kata Muhammad Gade, 45, seorang warga Lhokseumawe, Rabu (17/7). Memang tidak ada yang memasalahkannya, apalagi sejumlah kandidat ini adalah pengusaha yang bisa mempublikasikannya dengan berbagai cara, tetapi sejumlah caleg yang
tidak berduit melewatkan kesempatan ini, dan merasa dirinya sulit untuk dikenali para pemilih. Ada warga yang merasa cukup terganggu dengan pemandangan yang menyemaki jalan dengan kandidat-kandidat yang membingungkan. “Ketika melihat wajah mereka kami pusing, terlalu banyak sehingga sulit untuk bisa kenal wajah sekaligus namanya,” ucap Najwa, 18, salah seorang penduduk Cunda. (b14)
Abdul Aziz, SH. M.HUM, Ketua PN Lhoksukon
Segera Putuskan Mata Rantai Narkoba Di Aceh ABDUL AZIZ, SH. M.Hum 17 Juli 2013, pukul 10:00 dilantik H Sumantri, SH.MH, Ketua Pengadilan Tinggi/Tipikor Banda Aceh di Aula PT Banda Aceh menjadi Ketua Pengadilan Negeri Lhoksukon. Suami dari Nurrahmi, SH, dan ayah dari M. Rhaisya dan Al-Ikhwarizmi telah dinanti segudang persoalan yang harus dihadapinya dengan sabar dan penuh tantangan. Tugas terberat yang harus dihadapinya ke depan yaitu Indonesia pada tahun 2014 akan melaksanakan pesta rakyat atau disebut sebagai pesta demokrasi untuk memilih anggota DPR dan untuk memilih Presiden Republik Indonesia. Tentunya, sejak tahapan awal hingga tahapan terakhir pada April 2014, Pengadilan Negeri Lhoksukon harus terus siaga untuk menyelesa-kan (menyidangkan) berbagai kasus Pemilu yang terjadi di wilayah hukum PN Lhoksukon. Tugas-tugas berat itu diyakini akan dapat diselesaikan dengan baik, jika semua kasus yang ditangani selalu dikoordinasikan dengan berbagai pihak terkait. Visi dan misi Abdul Aziz menjadi Ketua PN Lhoksukon yaitu untuk mewujudkan peradilan yang agung dengan melakukan pekerjaan secara profesional, sesuai aturan yang telah ditetapkan Mahkamah Agung (MA), juga dengan mengedepankan prinsip-prinsip keadilan dan juga membawa PN Lhoksukon menjadi PN yang bisa menjadi contoh dan rujukan bagi PN-PN lainnya yang berada di bawah naungan PT Banda Aceh. “Saya yakin...semua persoa-
ABDUL AZIZ, SH.M.HUM, Ketua Pengadilan Negeri (PN) Lhoksukon, Aceh Utara. lan pasti dapat kita selesaikan dengan baik, asalkan kita mau membangun koordinasi dengan pihak-pihak terkait: Pemerintah, Kejaksaan, Polisi, Kodim, Korem, pihak KPA, dan masyarakat umum. Karena koordinasi itu pula, kami di PN Lhoksukon berhasil menggelar sidang kasus terorisme pada tahun 2012, dengan menghadirkan saksi kunci atas nama Ayah Banta. Sebelumnya, semua pihak ragu dan khawatir kalau pada hari persidangan akan terjadi gejolak, tapi Alhamdulillan semuanya aman,” kata pria yang memiliki hobby membaca, memancing dan main futsal itu. Keberhasilan menggelar sidang kasus terorisme, Pengadilan Negeri Lhoksukon mendapatkan kredit poin dan apresiasi dari Pengadilan Tinggi Banda Aceh. Berhasil menggelar kasus terorisme bukan berarti tu-
gas PN Lhoksukon telah selesai, karena ada segudang perkara lainnya yang jauh lebih berat dari kasus terorisme yaitu kasus Narkoba. Narkoba sekarang ini telah menjadi sesuatu yang sangat menakutkan, karena para pengedar barang haram itu telah memasang target kepada generasi semua usia: dewasa, remaja, dan bahkan anak-anak. Jika pemerintah tidak segera memutuskan mata rantai peredaran Narkoba di Aceh, maka persoalan Narkoba akan menjadi sebuah bom waktu yang mampu “meledakkan” Aceh hingga luluh lantak, akan lahir pemimpin teler dan generasi yang lemah. Setiap bulan kata alumni Fakultas Hukum Undip dan Ilmu Hukum Universitas Sumatera Utara, menyelesaikan 40 perkara, didominasi perkara Narkoba, baru diikuti oleh tindak pidana umum lainnya seperti pencurian, pencabulan, KDRT dan sejumlah perkara yang dilakukan oleh anak-anak. “Untuk Narkoba, Pemerintah daerah harus segera melakukan tindakan pencegahan dengan cara mengintensivkan kegiatan penyuluhan bahaya dari dampak pemakaian narkoba, serta mengintensivkan razia di jalur lalulintas laut (pelabuhan) dan lalulintas udara (bandara), karena bahan dasar pembuatan sabu-sabu didatangkan dari luar negeri. Razia jalur udara dan jalur laut merupakan tindakan efektif yang harus segera dilakukan untuk memutuskan mata rantai peredaran Narkoba,” kata pria penyuka warna merah itu. Maimun Asnawi, SH.I
Menurut Razali, warga bersama Tim Muspika Lhoksukon sudah bergotong royong membantu mengumpulkan barang yang tersisa. Namun sebagian besar material bangunan yang sempat diterbangkan putting beliung, termasuk kayu rangka atap dan seng, tidak bisa digunakan lagi karena sudah hancur dan patah. “Patahan rangka atap juga mengenai sebagian perabotan rumah sehingga beberapa perabotan ikut rusak. Kerugian total ditaksir Rp60 juta. Sementara korban dan keluarga, kini tepaksa tinggal di ruang dapur yang kebetulan selamat dari amukan angin,” papar Razali. Muhammad Thaib, Bupati Aceh Utara didampingi Kabag Humas Fakhrurazi, Rabu (17/ 7) meminta Camat Lhoksukon untuk segera datang ke lokasi untuk melihat kondisi rumah yang diterpa puting beliung dan segera memberikan bantuan. (b19/b18)
Juri Tes Mengaji Calon Anggota KIP Diperiksa LHOKSEUMAWE (Waspada) : Polres Lhokseumawe mengaku telah melakukan pemeriksaan terhadap Ismail Wahid, ketua juri tes mengaji calon anggota KIP Kabupaten Aceh Utara, menyusul adanya peserta gugur yang membuat laporan pengaduan kasus pencemaran nama baik. Peserta yang tidak lulus itu berjumlah lima orang, secara resmi telah membuat laporan pengaduan ke Polres Lhokseumawe pada Senin (24/6) atas kasus pencemaran nama baik. Masing – masing Zulfikar, Agustiar, Lailan Fajri, T Hidayatuddin dan Hayatun Nufus. Kelima orang ini mengaku tidak dapat menerima celoteh Ketua Komisi A DPRK Aceh Utara Amiruddin B pada media massa yang mengatakan selaku calon anggota KIP dinyatakan gugur karena tidak bisa membaca Alquran. Kapolres Lhokseumawe AKBP Joko Surachmanto melalui Kabag Humas Iptu Sofyan, Rabu (17/7) mengatakan, polisi sudah melakukan
pemeriksaan terhadap Ismail Wahid, ketua juri tes mengaji calon anggota KIP Aceh Utara pada Sabtu lalu. Pemeriksaan tersebut dilakukan oleh Penyidik Tindak Pidana Tertentu (Tipiter). Ismail Wahid diperiksa sebagai saksi atas kasus pencemaran nama baik yang dilakukan Ketua Komisi A DPRK Aceh Utara. Sofyan menyebutkan hingga saat ini saksi yang telah diperiksa baru terhitung satu orang dan tim penyidik mempertanyakan kepada IsmailWahid tentang prihal tes mengaji terhadap calon anggota KIP dan kriteria penilaian. “Kita juga akan periksa saksi -saksi lain. Proses pemeriksaan bisa berlangsung lama, kadang baru selesai tepat beberapa menit sebelum waktu berbuka puasa,” tuturnya. Sofyan menjelaskan langkah pemeriksaan akan terus dilakukan secara bertahap dan polisi juga akan membuat surat panggilan berikutnya terhadap saksi lain. (b16)
Komplotan Curanmor Antar Kabupaten Diciduk BIREUEN (Waspada): Tim khusus (Timsus) Polres Bireuen menciduk tiga anggota komplotan pencurian sepeda motor (curanmor) antar kabupaten di wilayah hukumnya. Seorang di antaranya terpaksa ditembus dengan timah panas karena mencoba kabur saat hendak ditangkap. Selain itu, petugas juga mengamankan dua unit sepeda motor hasil curian. “Ada keluhan masyarakat sering kehilangan sepedamotor, lalu kita bentum tim dan mulai Minggu (14/7) sampai Senin (15/7), kita menangkap tiga pemuda pelaku curanmor antar kabupaten, seorang di antaranya terpaksa ditembak di km 35 jalan Bireuen-Takengen. Dari pelaku itu petugas mengamankan dua unit sepeda motor hasil kejahatan, tas ransel, laptop dan sebilah parang,” kata Kapolres Bireuen AKBPYuri Karsono melalui Kasat Reskrim AKP Jatmiko, Selasa (16/7). Ketiga tersangka F, 17, W, 16, dan S, 17, ketiganya warga Desa Simpang Lancang, Kecamatan Pintu Rime Gayo, Bener Meriah. “Sepeda motor yang kita amankan, Yamaha Jupiter MX 2006, merah maron, nomor rangka MH32S60016K150 7 47, NM 2S6150856, Suzuki Satria F merah, BL 3826 GJ,” paparnya. Menurut Jatmiko, Minggu lalu dilaporkan satu unit sepeda motor Jupiter MX BL 3744 ZV milik Raisul Fikri raib di depan Masjid Baitul Huda, Benyot Juli. Informasinya ada saksi mata melihat sepeda motor dilarikan ke arahTakengen
dan saat itu juga dilaporkan ke Mapolsek Juli. Pencarian sepeda motor dilakukan sampai Senin (15/7) subuh. “Dalam perjalanan pulang ke Juli, berpapasan dengan dua sepeda motor yang datang dari arah Bireuen ke Takengen, saat itu orang tua Raisul pemilik kendaraan mengenali sepeda motor milik anaknya yaitu satu lampunya tidak hidup,” jelasnya. Mendapat penjelasan seperti itu, polisi balik arah mengejar pelaku, namun setibanya di km 21 sepeda motor yang dibawa pelaku terjatuh, lalu pelaku meninggalkan sepeda motor curiannya. Aksi kejar-kejaran pun tak terhindarkan lagi antara tersangka dengan tim, lalu tim meminta bantuan anggota di Km 35 perbatasan BireuenTakengen. “Saat itu tersangka masih tancap gas menerobos petugas sehingga saat itu ditembak peringatan, namun para tersangka juga terus lari, akhirnya terpaksa seorang dilupuhkan dengan tembakan di bagian kaki ingga di Km 47 kawasan Blang Rakal ditangkap,” jelasnya. Setelah itu tersangka dirujuk ke UGD RSUD Bireuensekaligusmengembangkaninformasiterkait kasus curanmor. “Hasil pengembangan petugas meringkus dua pelaku lain dan mengamankan dua unit sepeda motor. Pelaku mengaku telah melakukan aksinya di Aceh Tengah, Bener Meriah dan Bireuen, dan hasil curian dijual dengan harga Rp800 ribu-1,2 juta per unit,” paparnya. (cb02)
Pembentukan ‘Koordinator PPK’ Hanya Untuk Kepentingan Pribadi GEUREUDONG PASE (Waspada): Pembentukan Koordinator Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) di Aceh Utara dinilai hanya untuk mencari keuntungan oknum tertentu. Ketua PPK Geureudong Pase, Taufiqurrahman, Selasa (16/7) menjelaskan, PPK dari 27 kecamatan di Aceh Utara mulai dimanfaatkan oknum. Kondisi itu dinilai aneh, karena PPK seharusnya tidak boleh ditunggangi dan hanya bekerja untuk mensukseskan Pemilu. “Namun, pembentukan Koordinator PPK hanya untuk mencari keuntungan dari Caleg,” ungkap Taufiqurrahman. Dijelaskan, beberapa waktu lalu ada oknum PPK yang membentuk koordinator di wilayah barat dan wilayah timur Aceh Utara. “Sepengeta-
huan kami, tidak pernah ada koordinator untuk PPK,” tuturnya. Sekretaris Komisi Independen Pemilihan (KIP) Aceh Utara, Abdulah Hasbullah menegaskan, tidak ada peraturan pembentukan koordinator PPK. “PPK dibentuk untuk mensukseskan pemilu,” jelasnya. Sehingga pembentukan koordinator untuk kepentingan pribadi tidak bisa ditolerir. Dijelaskan, tahapan Pemilu 2014 telah berjalan lancar di Aceh Utara. KIP melalui PPK telah mengumpulkan daftar pemilih sementara (DPS). Begitu juga dengan penempatan tempat pemungutan suara (TPS) telah ditetapkan di 852 gampong. “Jumlah TPS di 852 gampong mencapai 1.230 TPS,” tutur Abdullah. (b15)
Kemaksiatan Lewat HP Resahkan Orang Tua dosa dan membuat kehidupan LHOKSEUMAWE (Washancur. Di anta-ranya, Jagalah pada): Kemaksiatan melalui dirimu dan ber-waspadalah situs pornografi, fitur MMS di terhadap kesom-bongan. handphone membuat para Berikutnya, berwaspadalah orang tua si anak sangat resah pada kerakusan dan yang ketiga dewasa ini, kata Tarmizi A jagalah dirimu daripada peraKarim. saan dengki. Hal tersebut dikatakan “Tiga hal tersebut yang mantan Pj Gubernur Aceh dan menjadi dasar rusaknya kehiduKaltim ini yang sekarang jabapan di bumi ini dalam masyatannya Direktur Jenderal Pemrakat kita,” lanjutnya. berdayaan Masyarakat Desa Tarmizi menjabarkan, se(Dirjend PMD) di Lhokseumua ilmu dan teknologi yang mawe, baru-baru ini. mereka (manusia) pahami, adaIa dikenal mantan Kaban Diklat Kemendagri (kepala baTarmizi A Karim lah dari Allah yang dia tidak boleh sombong dan harus berdan pendidikan dan latihan syukur. Kementerian Dalam Negeri). Tarmizi menyinggung tentang kekuatan Menjelang Ramadhan 1434 H pulang kampung dalam rangka silaturrahmi di jajaran pantai ghaib yang menuntut pembinaan hati untuk mengenalnya. Kemampuan hati (batin) untuk mengtimur/utara Provinsi Aceh. Dalam rangkaian ini, Tarmizi A Karim berbi- hayati ada kekuatan ghaib, yaitu kekuatan Alcara dalam bentuk tausyiah. Tulisannya meru- lah dalam hidup ini yang mengatur segenap kehipakan kuitipan materi tausyiah yang dilengkapi dupan, jangan pernah ragu sedikitpun. Orang beriman yang mampu (hati) bathinnya perbincangan, sesuai materi tersebut. Intinya, mengatakan kemaksiatan dari alat teknologi menggapai kekuatan ghaib dengan bantuan Allah mutakhir (handphone), telah memicu turunan yang mencurah ilham, hidayah dan Nur Allah. kemaksiatan di negara ini, termasuk Aceh. Ia yang mampu melewati persimpangan yang “Pokonya, dewasa ini bumi ini sedang dipadati menjadi batas nilai manusia sebagai insan yang oleh kemaksiatan syahwat yang sangat dimurkai bertakwa denga perilaku hewan. Kecerdasan akal, katanya hanya dapat meAllah,” kata Tarmizi A Karim. Ini semua, kata dia, seiring meledaknya nyerap dengan panca indra semata, sementara kemampuan manusia yang ahli sain. “Ini bukan kekuatan kalbu ada peralihan yang mempunyai persoalan sepele bagi kaum muslimin, kemajuan pengaruh yang lebih besar di dalam ‘Pikiran ilmu pengetahuan dan teknologi meresahkan Manusia Terhadap Wujud Semata’. Tarmizi A Karim mengajak semua dengan kehidupan anak-anak dan keluarga,” ujarnya Tarmizi mengungkapkan sepotong hadist momentum setiap Ramadhan membasuh batin Rasulullah. Artinya, “rasul menggambarkan ada (menyiram qalbu) sehingga hati kita menjadi 3 hal, yang harus diwaspadai, karena menjadi bening dan putih bersih.(b13)
Aceh
C8 BANDA ALAM (Waspada): Bupati Aceh Timur Hasballah HM Thaib mengajak rakyatnya yang berada di wilayah kabupaten ini untuk terus memperkuat ukhuwah islamiah dan berbuat kebajikan serta menegakkan kebenaran. “ Nikmat sehat dan rezeki serta keistimewaan yang kita peroleh selama ini semua pemberian Allah, untuk itu jangan berbuat maksiat serta kufur kepada Allah,” ungkap Hasballah H. M. Thaib yang lebih dikenal dengan sebutan Rocky oleh rakyatnya saat menyampaikan tausiahnya di Masjid Baiturrahman, Kecamatan Banda Alam, Selasa (16/7) malam. Disampaikan, apabila semua umat bisa menjauhi maksiat maka daerah akan terhindar dari bencana dan jangan mencobacoba untuk meninggalkan apa yang telah diperintah oleh Allah terlebih di bulan suci ramadhan, dimana umat Islam dibulan yang penuh berkah ini diwajibkan untuk melaksanakan ibadah puasa. “ Seseorang yang memiliki iman sudah pasti tidak akan melakukan hal – hal yang dilarang oleh Allah, begitu juga sebaliknya,” sebut Bupati Rocky lagi. Safari Ramadhan yang digelar di Kecamatan Banda Alam merupakan kegiatan kedua Bupati Aceh Timur yang sebelumnya telah melakukan safari ke Serbajadi – Lokop bersama unsur Muspida dijajaran Pemerintahan Aceh Timur. (cri)
IDI TUNONG (Waspada): Tujuan berpuasa sebulan penuh di bulan Ramadhan adalah untuk mencapai ketaqwaan hamba kepada Allah. Oleh karenanya, capailah titel taqwa. “Mari sama-sama kita capai ketaqwaan kepada Allah sebagai harapan Allah dalam Alquran Surat Al Baqarah: 183,” kata Burhanuddin ketika menyampaikan tausiah Safari Ramadhan Kabupaten Aceh Timur di Masjid Babul Khairi Kecamatan Idi Tunong, Selasa (16/7) malam. Dia menambahkan, tingkatan puasa terbagi dalam beberapa golongan, antara lain tingkatan puasa golongan awam, di mana muslim dan muslimah yang berpuasa di sisi Allah hanya mendapatkan fahala menahan diri dari makan dan minum. Wakil Bupati Aceh Timur Syahrul Syama’un yang memimpin rombongan juga menyerahkan bantuan sajadah dan menghadiahkan sejumlah Alquran. “Bantuan ini kita harapkan benarbenar bermanfaat, terutama Alquran agar dijadikan sarana tadarus selama Ramadhan,” kata Wabup Aceh Timur. Tim safari Ramadhan Bagian Keistimewaan Aceh juga berlangsung di tiga kecamatan lain, yakni Kecamatan Ranto Peureulak yang dipimpin Sekda Bahrumsyah dan Banda Alam yang dipimpin Bupati Aceh Timur Hasballah M Thaib serta Kecamatan Darul Ihsan yang dipimpin Ketua DPRK Aceh Timur Alauddin. (b24)
Tenaga Kebersihan Diminta Kerja Serius IDI (Waspada): Jika tenaga kebersihan tidak bekerja serius dan pihak Badan Lingkungan Hidup, Kebersihan dan Pemadam Kebakaran (BLHKPK) tidak mampu mengawasi kebersihan jalan dan perkotaan, maka Bupati Aceh Timur Hasballah M Thaib mengancam akan melakukan kerjasama dengan pihak swasta di bidang kebersihan. “Jika kebersihan tidak mampu kita wujudkan, maka tidak tertutup kemungkinan kita kontrakkan ke pihak ketiga. Namun jika kondisi ini terjadi, maka seluruh petugas kontrak akan kehilangan pekerjaan,” katanya didampingi Kabag Humas T Amran ketika melakukan inspeksi mendadak BLHKPK Aceh Timur di Idi, Selasa (16/7). Di hadapan ratusan tenaga kontrak kebersihan, dia mengharapkan tenaga kebersihan untuk bekerja serius sesuai tugas yang dibebankan di tiap-tiap titik kecamatan dan perkotaan. “Seluruh tenaga kontrak kebersihan digaji oleh rakyat, maka bekerjalah dengan ikhlas kepada rakyat,” tegasnya. Dia juga mengingatkan M Yasin selaku Kepala BLHKPK Aceh Timur untuk mengawasi kerja tenaga kontrak kebersihan di Aceh Timur, begitu juga dengan staf dan pegawai BLHKPK Aceh Timur untuk mendukung Idi sebagai kota yang bersih. (b24)
Untuk Banda Aceh & Sekitarnya Kamis, 09 Ramadhan 1434 H/18 Juli 2013 M BERBUKA 18.59 IMSAK 05.01 Jadwal ini berlaku untuk Banda Aceh Dan Sekitarnya Jadwal untuk kota-kota lainnya : Calang (-1 menit), Jantho (-2 menit), Sigli dan Meulaboh (-3 menit), Meureudu, Sukamakmue dan Sinabang (-4 menit), Bireuen (-5 menit), Sp. 3 Redelong, Takengon dan Blangpidie (-6 menit), Lhokseumawe dan Tapaktuan (-7 menit), Lhoksukon dan Blang Keujeuren (-8 menit), Idi, Kutacane dan Singkil (-10 menit), Langsa, Kuala Simpang dan Subulussalam (-11 menit). (b04)
Khasanah Ramadhan
Waspada/dede
SISWA MTsN Langsa saat mendengarkan ceramah dari kepala MTsN di mushala sekolah, Rabu (17/7)
RSUD Langsa Diduga Telantarkan Pasien Tumor LANGSA (Waspada): Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Langsa diduga menolak pasien yang memiliki kartu Jaminan Kesehatan Aceh (JKA), Suryono, 27, warga Gampong Suka Makmur, Kec. Kejuruan Muda Aceh Tamiang, dengan alasan tidak ada keluarganya yang datang ke rumah sakit. Informasi yang dihimpun wartawan, sebelumnya pasien tersebut berasal dari rumah sakit Aceh Tamiang selama lebih kurang satu minggu, akan tetapi karena penyakit yang dideritanya yang diduga tumor pada kaki sebelah kanan tak kunjung sembuh, maka dirujuk ke RSUD Langsa. “Pasien dibawa dengan menggunakan mobil ambulans rumah sakit Aceh Tamiang,”
kata salah seorang sumber yang enggan disebutkan namanya. Setibanya di RSUD Langsa, pasien dibawa ke Instalasi Gawat Darurat (IGD). Sungguh ironis, bukan perawatan yang diberikan, melainkan pihak IGD menolak merawat pasien dengan alasan keluarganya tidak ada. Karena, tidak diberikan pelayanan kesehatan, akhirnya keesokan harinya pasien berjalan kaki menuju ke Rumah Sakit Cut Meutia (RSCM) Langsa. Akan tetapi karena kondisi kesehatannya begitu lemah, maka sesampainya di sekitar RSCM pasien pingsan. Melihat ada warga yang pingsan, kata sumber lagi, masyarakat sekitar dan petugas keamanan RSCM memberikan pertolongan. Saat itu melintas salah seorang karyawan PTPN I Langsa dan berhenti enanyakan kepada pasien yang sudah sadar dari pingsannya itu. Mendengar keluhan pasien kar-
yawan itu lalu memberikan uang Rp110 ribu. “Rp10 ribu untuk ongkos pasien naik betor ke terminal dan Rp100 ribu untuk ongkospasienkeRSCMLhokseumawe,” kata sumber lagi. Wadir RSUD Langsa, dr Dahniar, ketika dikonfirmasi wartawan via selularnya, Rabu (17/7) mengaku pasien rujukan RSDU Aceh Tamiang, atas nama Suryono, bukan mengalami penyakit emergency (darurat) yang butuh penanganan cepat. Penyakit yang dideritanya sejenis penyakit tumor. Sehingga petugas IGD menyarankan agar melakukan pemeriksaan penyakitnya di poly klinik. Namun saat ditanya, bila penyakit tumor bukan emergency, mengapa Suryono sempat dirawat di RSUD Aceh Tamiang dan akhirnya dirujuk ke RSUD Langsa. Dahniar berdalih mungkin pihak RSUD Aceh Tamiang yang tak paham mekanismenya. (m43)
Gempa Bumi 5,0 SR Guncang Aceh Timur BANDA ACEH (Waspada): Gempa bumi berkekuatan 5,0 skala richter (SR) guncang Aceh Timur, Rabu (17/7) pada pukul 06:41. Gempa pagi hari itu tidak berpotensi tsunami. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menginformasikan gempa bumi terjadi pada posisi 5.44 Lintang Utara (LU) dan 98.09
Bujur Timur (BT). Gempa yang terjadi di laut pada kedalamanan 10 kilometer itu, termasuk dalam kategori gempa dangkal, berjarak 101 kilometer arah timur laut Kabupaten Aceh Timur. Sebelumnya, gempa 6,2 SR menghentak Aceh Tengah dan Bener Meriah, pada 2 Juli 2013 pukul 14:37 Wib. Kemudian
gempa susulan 5,5 SR terjadi hari yang sama pukul 20:55 serta 5,3 SR pukul 22:36 semuanya didarat pada kedalamam 10 kilometer. Gempa di dataran tinggi Gayo itu mengakibatkan ribuan warga saat ini masih berada ditenda-tenda pengungsian. Rumah penduduk dan fasilitas umum hancur di sejumlah wilayah di dua kabupaten itu. (b06)
IDI (Waspada): Keluarga besar Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Aceh Timur menyesalkan terjadinya kasus penembakan mobil Fadhil Muhammad, Wakil Ketua Komisi A yang juga caleg DPRK Aceh Timur dari Partai PA di Desa Peulalu, Kec. Simpang Ulim, Aceh Timur, Minggu (14/7) lalu. “Aceh sudah aman dan damai. Penyelesaian masalah tak perlu lagi lewat ujung laras. Kita harus sama-sama memupuk dan menjaga perdamaian
supaya Aceh ke depan semakin baik dan maju,” kata Tgk Mudawali, Ketua DPC PPP Aceh Timur, kepada wartawan di Idi, Rabu (17/7). Menurut Tgk Mudawali, setiap masalah pasti ada jalan keluar selama para pihak mau berkomunikasi dan musyawarah secara baik-baik. Jadi, jika ada masalah, sekecil apapun itu, sebaiknya selalu diselesaikan lewat musyawarah. “Sebisa mungkin hindari terjadinya konflik. Apalagi seka-
Kepala BNN Kota Langsa AKBP Navri Yuleni mengatakan, ini tahap kesekian kalinya diberikan sosialisasi di sini namun dia meminta semua pihak tidak boleh berhenti dan bosan untuk memberantas peredaran gelap narkoba di kampung kita bersama dengan BNN dan masyarakat bersatu dan berperang melawan narkoba. “Cara stop narkoba adalah dengan bersatu untuk berperan aktif menolak siapa saja yang melihat dan memakai narkoba di kampungnya maka dengan inilah Indonesia 2015 bisa terbebas dari narkoba,” imbuh Navri. Kepala MTSN Langsa, Drs Husaini memaparkan, jika kita melihat ada orang yang isap ganja dan sabu-sabu yang dibiarkan dan tidak dinasehati berarti kita juga ikut mendiamkan beredarkan narkoba di kampung kita sendiri dan tetangga kita sendiri. “Ganja dan sabu-sabu serta narkoba jenis lainnya sudah difatwakan haram karena ada alasannya di dalam Islam sesuatu yang memabukkan dan di sebut khamar harus di jauhi sebab merusak fikiran, yang merusak fikiran hingga anak cucu itulah yang di haramkan dalam fatwa,” katanya.(m43)
Penerimaan Mahasiswa Baru STAIN Cot Kala LANGSA (Waspada): Kendati baru dua hari dibuka penerimaan mahasiswa baru melalui jalur mandiri, namun minat masyarakat yang ingin melanjutkan studi di Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Zawiyah Cot KalaLangsa sangat tinggi. Hal ini terlihat dari jumlah calon peserta yang telah mencapai puluhan orang, sejak dibuka 15 Juli lalu, minat peserta cukup banyak terutama untuk melanjutkan studi di beberapa program studi. Seperti Program Perbankan Syari’ah dan Pendidikan Islam serta Bimbingan dan Konseling Islam. Selain Prodi tersebut STAIN Cot Kala juga menawarkan program Pendidikan Bahasa Arab (PBA), Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI), Ahwal Al-syakhshiyah, dan Ilmu Alquran dan Tafsir. “Baru dua hari pembukaan peserta yang mendaftar telah mencapai 40 orang, angka ini
kita prediksikan akan semakin meningkat,” ujar Basri Ibrahim, Wakil Ketua Bidang Akademik STAIN Cot Kala Langsa, Rabu (17/7). Dia menambahkan bagi calon mahasiswa yang ingin mendaftar dapat langsung menyetorkan uang pendaftaran pada Bank Aceh Syari’ah, setelah itu mengambil dan mengisi formulir pendaftaran pada panitia dengan menunjukkan slip bukti pembayaran uang pendaftaran. Ada beberapa syarat yang harus dilengkapi oleh calon pendaftar, di antaranya calon mahasiswa adalah lulusan SMA sederajat, melampirkan fotocopy STTB/ijazah dan STL/SKHU SMA sederajat yang telah dilegalisir sebanyak 2 lembar, khusus ijazah dayah dilegalisir oleh Kementerian Agama, sedangkan ijazah paket C dilegalisir oleh Dinas Pendidikan setempat, pasfoto ukuran 3x4 sebanyak 2 lembar, pelaksanaan ujian tulis akan dilaksanakan pada 31 Juli 2013. (b22)
Penundaan Pencairan BLSM Kurang Tepat IDI (Waspada): Ketua Forum Peduli Rakyat Miskin (FPRM) Nasruddin menilai bahwa kebijakan Bupati Aceh Timur terkait penundaan pencairan dana Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM) di setiap Kantor Pos di kabupaten ini masih kurang tepat. Pasalnya, sejak dikeluarkannya kebijakan penundaan pencairan BLSM hingga saat ini belum ada solusi penyelesaiannya dari Pemkab Aceh Timur. “Terlebih bantuan tersebut bukan bersumber dari APBK, namun dana bantuan dimaksud bersumber dari APBN, jika bupati meminta penundaan dana BLSM ini dengan alasan banyak orang kaya yang mendapatkanya, Bupati Hasballah M Thaib harus tanggap lebih cepat mencari solusi, jangan berlarut-larut seperti sekarang hingga dana tersebut menurut pihak
pos akan segera finalti pada 20 Juli nanti,” ungkap Nasruddin, Rabu (17/7). Menurutnya, bupati seharusnya jangan mendengar laporan sebagian masyarakat saja, banyak juga orang miskin yang mendapatkan kartu KPS untuk dapat mengambil BLSM bantuan dari pemerintah pusat tersebut. Bupati Aceh Timur melalui Kabag Humas T Amran menjelaskan, kebijakan bupati melakukan penundaan pencairan dana BLSM tersebut berdasarkan hasil laporan masyarakat, di mana kartu KPS untuk mengambil BLSM banyak diperuntukkan bagi kalangan mampu. “Bukan bupati melarang orang miskin dapat bantuan, namun dengan kebijakannya untuk meredam kecemburuan sosial, karena masih banyak bantuan tersebut di Aceh Timur diperoleh kalangan orang mampu,” terang T Amran. (cri)
rang bulan Ramadhan. Kita seharusnya banyak bertobat dan tidak menambah dosa dengan melakukan perbuatan tercela, termasuk menebar teror,” katanya. Dia berharap aparat penegak hukum bisa bertindak cepat, mengungkap dan menangkap pelaku penembakan tersebut sehingga kasusnya segera tuntas dan masyarakat yang sempat resah akibat aksi itu kembali tenang. (b19)
Waspada/Maimun Asnawi
MUHAMMAD Thaib, Bupati Aceh Utara menyantap nasi bungkus bersama warga Seuriweuk, Matangkuli, saat berbuka puasa, Selasa (16/7)
Dayah Salafi Beraroma Modern usaha-usaha produktif kepada santri dan masyarakat. Hal itu sesuai dengan visi dayah tipe A plus kabupaten itu sendiri, yaitu Menyiapkan Santri yang Berkualitas, Bertaqwa dan Berkhlakul Karimah. Bahkan, dalam saat dijumpai Waspada, Minggu (14/7) malam di kediamannya, Abon bersama masyarakat dalam waktu dekat akan mempadukan dayah dengan Madrasah Aliyah. Keberhasilan perjalanannya, dayah ini sejak didirikan Abu Lampoh Pala, tak lepas dari kepedulian dan dukungan masyarakat setempat. Kata Abon, nama-nama yang pernah menghiasi struktur dayah ini dari tokoh masyarakat seperti Tgk Yunus Ali, Tgk Zainal, Tgk Imum Kasem, dan Tgk H Matmurah. Sementara jumlah santri mudagang (berpondok) saat ini berjumlah 297 orang. Rinciannya, sebanyak 131 santri lakilaki dan 166 santri wanita. Sedangkan tenaga pengajar berjumlah 40 orang yang terdiri dari teungku rangkang (guru) lakilaki berjumlah 16 orang dan teungku rangkang perempuan berjumlah 24 orang. Guru-guru di sini juga sudah
LANGSA (Waspada): Tim BNN Kota Langsa sudah mendatangi 16 sekolah yang ada di seluruh Kota Langsa untuk membantu dengan ikhlas mengisi materi tentang sudut pandang Islam guna memerangi narkoba dan mengetahui tentang bahaya narkoba serta cara pencegahannya. Dermikian staf Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Langsa, Fitriani, SP dan Reza Pasha pada pesantren kilat ramadhan di mushalla MTsN Langsa, Rabu (17/7). Dijelaskan Fitri, Ramadhan tahun ini BNN sudah mendatangi sebanyak 16 sekolah SMP/ MTsN dan SMA/MA yang sedang melaksanakan pesantren kilat. “BNN Kota Langsa sendiri memiliki tahapan kerja di setiap acara sosialisasi hingga test urine dan rehabilitasi, untuk sosialisasi tingkat MTsN/ SMP dilakukan sosialisasi sedang untuk tingkat SMA/MAN diberikan pemantapan dan tes urine serta difokuskan pada pemantapan kader relawan anti narkoba. Untuk rehabilitasi pecandu narkoba akan dikirim ke Lido, Bogor, Jawa Barat, setelah dinyatakan BNN Kota Langsa layak untuk direhabilitasi,” kata Fitiani
PPP Sesalkan Penembakan Mobil Anggota Dewan
Darussa’adah Gampong Teungoh
SIAPA tak kenal dayah Darussa’adah di Aceh. Dayah racikan ulama kharismatik Tgk Muhammad Ali Irsyad (alm) yang dikenal Abu Lampoh Pala, ulamanya ilmu Falaq lulusan Al Azhar, Mesir. Dari 115 cabang lainnya, Cabang Gampong Teungoh Kecamatan Sawang, Aceh Utara, dayah shalafi yang beraroma modern. Sejak berdiri 18 Januari 1991, Dayah Darussa’adah Cabang Gampong Teungoh di bawahYayasan Pendidikan Islam Darussa’adah saat ini dipimpin Abon, panggilan untuk Tgk Buchari Muhammad. Sampai kini, bentuknya masih bentuk dayah salafi. Namun dalam pengajarannya, ilmu duniawi semacam teknologi, bahasa Arab, bahasa Inggris menghiasi ilmu ukhrawi. Hal itu tertuang dalam tujuan umum dayah ini, seperti untuk mendidik santri yang mampu bergerak di bidang integrasi agama atau ilmu taqwa (imtaq) dan bidang sains atau ilmu teknologi (imtek). Begitu juga membina berbagai ketrampilan dan
Kamis 18 Juli 2013
Tim BNN Langsa Isi Kegiatan PKR Di MTsN
Rakyat Aceh Timur Diajak Perkuat Ukhuwah
Capai Titel Taqwa Di Bulan Ramadhan
WASPADA
Nikmatnya Buka Puasa Di Meunasah Hasil Panen Padi
Waspada/Mustafa Kamal
SUASANA sepi Dayah Darussa’adah Gampong Teungoh, Kecamatan Sawang, Aceh Utara . berpendidikan sarjana, baik yang mengajar pada program Wajib Belajar Didikan Dasar (Wajardikdas) dan Paket C, yang merupakan kurikulum pendidikan dari Kementerian Agama. Sedangkan pengajar pendidikan non formal, seperti kitab ku-
ning, tauhid, fiqh, mantiq, bayan langsung dibekali oleh guruguru salafiah. “Untuk menyiapkan manusia yang berakhlak mulia, perlu kita bekali dengan ilmu-ilmu duniawi dalam menghadapi globalisasi ini. Hal ini juga, agar
seimbang kehidupan dunia dan akhirat, dan bisa mengabdi kepada negara,” tutur kata anggota Dewan Perwakilan Ulama (DPU) - MPU Aceh Utara dan mantan Koodinator Dayah Ke-camatan Sawang ini. Mustafa Kamal
SEJAK 1 Ramadhan 1434 H, sore hari, Muhammad Thaib, Bupati Aceh Utara keluar bersama Pamtup dengan tujuan yang tidak diketahui. Merasa penasaran dengan informasi tersebut, Waspada mencoba mengintip dengan membuntuti mobil yang ditumpangi Muhammad Thaib. Setelah hampir satu jam perjalanan, bupati menuju meunasah (surau) di Gampong Seuriweuk, Kecamatan Matangkuli. Meunasah dibuat seperti rumah panggung, di bagian atasnya belum selesai dan belum memiliki tangga. Di bagian bawah terdapat puluhan warga dengan nasi bungkus dan teh hangat yang siap disantap untuk penganan berbuka hari itu. Melihat ada tamu yang singgah di gampong mereka, Tengku Ali, imum meunasah gampong itu mempersilahkan para tamu itu untuk bergabung untuk berbuka puasa. “Neupiyoh pak, keunow laju neulangkah sajan kamo, nak tabuka puasa ilee. Tamong pak, tamong (singgah pak, langsung saja bersama kami, biar kita berbuka puasa bersama. Masuk pak, masuk),” kata Tengku Ali yang diikuti oleh ajakan para warga lainnya. Sampai saat itu, para warga belum menyadari kalau yang mereka jamu adalah orang nomor satu di Aceh Utara. Setelah berbuka puasa, masyarakat akhirnya tahu karena mendapat bocoran dari salah seorang rombongan. Sontak, Tengku Ali dan warganya kelabakan, sampai-
sampai Tengku Ali pulang ke rumah mengambil beberapa jenis panganan berbuka di rumahnya untuk dihidangkan kepada bupati. “Jangan repot-repot. Saya kemari sengaja datang secara tiba-tiba dan ingin melihat aktivitas masyarakat saat Maghrib. Saya kemari ingin berbuka puasa bersama tengku-tengku, karena itu, untuk berbuka saya mau makan nasi bungkus bersama tengku-tengku,” katanya. Muhammad Thaib mempertanyakan meunasah itu dibangun dengan dana apa, Tengku Ali menjelaskan, meunasah dibangun dengan dana bantuan warga hasil sumbangan padi setiap musim panen. Untuk menyelesaikan pembangunan meunasah membutuhkan waktu cukup lama karena keterbatasan anggaran. Karena itu pula, sampai kini aktivitas shalat berjamaah dilaksanakan di lantai bawah, selain tidak ada tangga, juga belum memiliki sarana yang memadai untuk lantai dua. “Saya minta Tengku Ali dan Tengku Mukim, besok, Rabu (17/7) mengantarkan proposal pem-bangunan meunasah ke kantor saya,” kata Muhammad Thaib. Selanjutnya, beberapa staf menurunkan empat lembar tikar panjang sebagai tempat shalat berjamaah dan 1 unit wayer les untuk diserahkan kepada Gampong Seuriweuk agar dapat dimanfaatkan sesuai kebutuhan. Maimun Asnawi