Harga Eceran Rp2.500,-
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) SENIN, Pahing, 22 Juli 2013/13 Ramadhan 1434 H
No: 24290 Tahun Ke-67
Terbit 24 Halaman
PERANG DISKON
Gatot Umrah, Titip Sumut Kepada Erry
Pemukul Imam Shalat Alami Gangguan Jiwa
MEDAN (Waspada): Gubsu H Gatot Pujo Nugroho selama dua pekan ke depan akan melaksanakan ibadah umrah ke tanah suci. Sebelum berangkat Gubsu menggelar Rapat Koordinasi Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) Provinsi Sumut, di Rumah Dinas Gubsu Jl. Sudirman Medan, Sabtu (20/7). Dalam rapat tersebut, Gubsu menitipkan kepemimpinan Sumut kepada Wagub HT. Erry Nuradi. “ Selama saya dan keluarga umrah, fungsi kepemimpinan Provinsi Sumut berada di bawah kepemimpinan Wagubsu HTErry Nuradi. Karena itu para SKPD, saya harap merespon dan proaktif. Karena dalam waktu dekat kita akan melakukan soft opening Bandara Kualanamu dan lainnya,” kata Gubsu. Lanjut ke hal A2 kol. 1
MEDAN (Waspada): Anggota Polres Tapanuli Selatan, Brigadir Swl yang memukul imam masjid saat shalat tarawih di Masjid Nurul Iman Kota Padangsidimpuan sudah ditahan di sel Mapolres Padangsidimpuan. “Begitu peristiwa itu terjadi, dia segera diamankan dan sekarang sudah ditahan. Saya minta maaf atas peristiwa itu,“ kata Direktur Dit Binmas Polda Sumut Kombes Pol. Heri Subiansauri kepada Waspada di Medan, Minggu (21/7). Dia mengatakan, Brigadir Swl mengalami gangguan jiwa, dan kemungkinan tidak menyadari perbuatannya saat melakukan penyerangan itu. “Hasil diagnosa yang kami terima, penyakitnya bernama skizoprenia paranoid, gangguan kejiwaan,” kata PENGUNJUNG memadati atrium Plaza Medan Fair berbelanja kebutuhan lebaran, Minggu (21/7).
Waspada/Surya Efendi
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Pusat Perbelanjaan Diserbu MEDAN (Waspada): Sejumlah pusat perbelanjaan di Kota Medan, Minggu(21/7), diserbu konsumen untuk menyambut Idul Fitri. Pantauan Waspada, pusat perbelanjaan seperti Plaza Medan Fair, Pasar Petisah, Sun Plaza, Ramayana Sisingamangaraja, Yuki Simpang Raya, Suzuya Kampung Baru,Medan Mal disesaki pengunjung. Bahkan lalulintas di kawasan Pasar Petisah dan Plaza Medan Fair
dan Medan Mal, padat.Warga berbelanja pakaian, sandal dan sepatu, baik untuk anakanak maupun dewasa. Manajemen pusat perbelanjaan di kota ini juga mulai “perang” diskon besar-besaran
Lanjut ke hal A2 kol. 3
Presiden: Main Hakim Atas Nama Agama Malukan Islam Waspada/Nurkarim Nehe
KAPOLRES Asahan AKBP Budi Suherman dan Kasat Reskrim AKP Hendra Eko Triyulianto, Kapolsek Airjoman AKP Hery Tambunan sedang memeriksa peralatan yang digunakan tersangka pembunuhan keponakan mantan Wapres H.Adam Malik, di Airjoman, Minggu (21/7).
Keponakan Mantan Wapres Dibunuh Di Asahan AIRJOMAN ( Waspada): Tok Salim, yang diketahui sebagai keponakan mantan wakil presiden RI H.Adam Malik, warga Dusun I , Desa Airjoman, Kec. Airjoman, Kab. Asahan, ditemukan tewas bersimbah darah di rumahnya. Tangan dan kaki korban s a a t d i t e m u k a n Mi n g g u (21/7) pagi, dalam keadaan te-
rikat, leher dijerat goni plastik serta mulut dibalut kain. Beberapa saat setelah peristiwa itu, para pelaku berhasil ditangkap dalam pelarian mereka menuju Pekanbaru, Riau. Informasi Waspada peroleh, jenazah Tok Salim yang nama aslinya H.Salim Saleh Nasution, pertama kali dite-
mukan oleh Mahmut ,40, yang bertempat tinggal di seberang jalan dengan rumah korban. Mahmut mengaku dihubungi Askim Tarigan dan meminta melihat Atok Salim, karena Tarigan curiga sebelumnya ada mobil parkir di depan rumahnya. Mahmut pun pergi
Lanjut ke hal A2 kol. 6
Ada-ada Saja
Al Bayan
Senja ta Mukmin Senjata Oleh Tgk. H. Ameer Hamzah
Dan apabila hamba-hamba-Ku menanyakan kepadamu tentang diri-Ku maka sesungguhnya Aku senantiasa dekat dengan mereka. Aku memperkenankan ada orang yang berdoa bila berdoa kepada Ku. (QS. al-Baqarah: 186) DOA dan ibadah puasa sangat erat kaitannya. Secara logika, doa memang sangat mudah terkabul apabila yang memintanya itu orang-orang yang sudah bersih lahir batin. Tak salah kalau kita ibaratkan dengan seorang buruh yang meminta gaji kepada majikan. Tentu si majikan dengan mudah memberikannya sebab si buruh sedang dan sudah melaksanakan pekerjaannya. Sebaliknya buruh yang tidak jujur bekerja bakal tidak akan dihargai oleh majikannya.
Lanjut ke hal A2 kol. 6
Manusia Zebra Cross ZEBRA cross atau tempat penyeberangan jalan identik dengan garis hitam-putih yang mirip kulit zebra, merupakan salah satu fasilitas umum yang dipergunakan bagi para pejalan kaki diantara lalulintas kendaraan. Lanjut ke hal A2 kol. 3
JAKARTA (Waspada): Presiden Susilo Bambang Yudhoyono mengatakan, aksi main hakim sendiri di Kendal, Jawa Tengah, telah memalukan agama Islam. Presiden mengimbau agar semua pihak menghormati bulan suci Ramadhan serta hukum yang berlaku di Indonesia agar tidak terjadi lagi aksi serupa. “Islam tidak identik dengan main hakim sendiri, juga tidak identik dengan perusakan. Sangat jelas kalau ada elemen yang melakukan hal seperti itu dan atas nama Islam, justru telah mencederai Islam, dan memalukan nama Islam,” ujar Presiden usai buka bersama 5.000 anak yatim di JIEXPO Kemayoran, Minggu (21/7). Presiden mengingatkan, di negeri ini ada hukum dan tatanan yang berlaku. Tidak boleh
ada elemen mana pun yang menghakimi pihak lain. “Kecuali penegak hukum. Singkatnya, tidak boleh main hakim sendiri,” tukas Presiden. Apalagi, lanjutnya, aksi main hakim sendiri itu dilakukan atas nama agama. “Bagi saudara yang tidak menjalankan ibadah puasa, wajib menghormati yang menjalankan ibadah puasa. Untuk yang beribadah, marilah kita beribadah yang baik sambil memohon ridho Allah. Kita harus menahan diri, mencegah tindakan-tindakan yang membatalkan puasa, perusakan, hingga main hakim sendiri,” imbuh Presiden. Sebelumnya, bentrok antara puluhan anggota FPI dan penduduk Sukorejo, Kendal,
Lanjut ke hal A2 kol. 1
Waspada/HM Husni Siregar
PASANGAN Cabup/Cawabup Deliserdang H Ashari Tambunan - H Zainuddin Mars didampingi para pimpinan partai pendukung mendaftar ke KPU Deliserdang, Minggu (21/7) siang.
H Ashari Tambunan-H Zainuddin Mars Mendaftar Ke KPUD Deliserdang LUBUKPAKAM (Waspada): Pasangan calon Bupati/ Wakil Bupati Deliserdang periode 2014-2019, H Ashari Tambunan-H Zainuddin Mars (AZAN),mendaftarkan diri sebagai peserta Pilkada ke KPU Deliserdang, Minggu (21/7) siang. Kedatangan pasangan H Ashari Tambunan yang kini menjabat Ketua PW Nahdlatul
Ulama (NU) Sumut dan H Zainuddin Mars yang saat ini Wakil Bupati Deliserdang, didampingi keluarga, para ulama, kerabat dan para pendukung termasuk kader dan ketua bersama fungsionaris partai pendukung yaitu PAN (Imran Obos), Gerindra (Jhon Srikana Sebayang), PKB (Ahmad Helmy ST) dan PBB (H Mujahiddudin). Pencalonan pasangan
“AZAN” untuk bertarung pada Pilkada Deliserdang yang dijadwalkan 23 Oktober 2013, bila dilihat dari koalisi partai pengusung telah memenuhi persyaratan. PAN pada Pileg 2009 meraih 5 kursi DPRD Deliserdang, Gerindra 1 kursi, PKB 1 kursi serta PBB 1 kursi , sehingga
Lanjut ke hal A2 kol. 7
Tak Bisa Beli Sabu, Rumah Orangtua Dibakar MEDAN (Waspada): Seorang pemuda berinisial ES, 31, membakar rumah orangtuanya sendiri di Pasar VIII, Gang Salam, Desa Bandarklippah, Kec Percut Seituan, Deliserdang, Minggu (21/7) siang. Akibatnya, bagian atas rumah dan ruang tamu hangus terbakar. Informasi diperoleh Waspada di kepolisian, ES diduga nekad membakar rumah orangtuanya karena tidak memiliki uang untuk membeli narkoba (sabu). Apalagi, setelah orangtuanya tak memberinya uang. Karena kesal permintaannya tak dipenuhi, ES merusak rumah kakaknya. Setelah itu, ES merusak ruang tamu rumah orangtuanya dan membakarnya dengan menyiramkan bensin. “Biasanya kalau dia marah-marah karena tidak punya uang untuk beli sabu. Bahkan ayah sering diancam pakai pisau kalau mau minta uang,” kata kakak Eka bernama Epriansyah. Menurut Epriansyah, pembakaran itu berawal saat kakaknya menanyakan kepadanya tentang pembongkaran rumah kakaknya yang tidak jauh dari lokasi.
Lanjut ke hal A2 kol. 5
Berbuka : 18:44 Imsak : 04:53 Dari Sahli bin Sa’ad katanya, bahwa Rasulullah SAW berkata, “Senantiasa akan sejahteralah mereka yang sealu menyegerakan berbuka.” (HR Muslim)
Serampang - Paten ah orang no. 1 - He...he...he...
WASPADA Demi Kebenaran Dan Keadilan
Harian Umum Nasional Terbit Sejak 11 Januari 1947. Pendiri: H. Mohd. Said (1905 - 1995), Hj. Ani Idrus (1918 - 1999) SENIN, Pahing, 22 Juli 2013/13 Ramadhan 1434 H z z No: 24291 * Tahun Ke-67
Terbit 24 Halaman
BELANJA LEBARAN
Polda Aceh Sita 1.000 Butir Ekstasi
Tiga Ton Ganja Senilai Rp9 Miliar IDI (Waspada): Tiga ton ganja asal Aceh Besar yang disita aparat merupakan jenis ganja berkelas. Sesuai hasil interogasi sementara, pihak kepolisian memperkirakan harga ganja Rp3 juta per kilogram. Artinya, 3 ton ganja yang disita, Sabtu (20/7) sekira pukul 09:00 di Jalinsum Banda Aceh – Medan yakni di kawasan Lhoknibong, Kec. Pante Bidari mencapai Rp9 miliar. Sementara, petugas akan mengembangkan kasus pengungkapan narkoba terbesar itu hingga ke Sumatera dan Pulau Jawa, karena rencananya 3 ton ganja tersebut akan dipasarkan ke beberapa provinsi di Sumatera dan Jawa. “Jika berhasil dijual ke Pulau Jawa dan Sumatera, ganja asal Lam Teuba, Aceh Besar ini seharga Rp9 miliar, karena per kilogram, Rp3 juta,” kata Kapolres Aceh Timur AKBP Muhajir, Minggu (21/7). Dia menambahkan, ganja merupakan jenis narkoba yang dikonsumsi para pemakai di daerahdaerah Pulau Jawa dan Sumatera. Harga jual ganja di Aceh lebih tinggi sehingga keseriusan para mafia Lanjut ke hal A2 kol 3
Waspada/Surya Efendi
MINGGU kedua Ramadhan, pengunjung memadati pusat-pusat perbelanjaan, seperti atrium Plaza Medan Fair warga menyerbu pusat perbelanjaan tersebut untuk membeli kebutuhan lebaran, Minggu (21/7).
BANDA ACEH (Waspada): Direktorat Narkoba (Dit Narkoba) Polda Aceh menyita 1.000 butir pil ekstasi siap edar. Dua tersangka diduga pengedarnya, kini ditahan di Mapolda Aceh. Kapolda Aceh melalui Direktur Ditnarkoba Kombes Pol Trapsilo, Minggu (21/7) menjelaskan, penyergapan dilakukan berdasarkan laporan dari masyarakat, tentang beredarnya pil ekstasi di wilayah Aceh Tamiang. “Mendapat laporan itu, tim dari Polda bergerak dari Banda Aceh menuju Aceh Tamiang,” ujar dirnarkoba. “Ketika Subuh, Minggu (21/7), kami baru tiba di Banda Aceh bersama tersangka dan barang bukti sehingga data lengkap belum saya terima dari anggota, InsyaAllah, Senin akan kita buat konferensi pers,” katanya. Bersamaan dengan barang bukti 1.000 butir pil ekstasi, polisi menangkap dua tersangka. Namun hingga saat ini belum diketahui secara persis tugas dari dua tersangka tersebut beserta biodatanya. (cb01)
Pusat Perbelanjaan Diserbu Waspadai Virus Corona Di Saudi Kemenag Diminta Lakukan Sosialisasi JAKARTA (Waspada): Pemerintah diminta segera melakukan upaya preventif atas merebaknya virus corona di Arab Saudi. Kementerian Agama diminta melakukan sosialisasi yang intensif kepada para calon jamaah haji Indonesia yang akan berangkat ke Tanah Suci. “Pemerintah Indonesia harus melakukan langkah-langkah antisipatif agar virus ini tidak menjangkiti calon jamaah haji Indonesia sehingga berakibat pada kesehatan jamaah,” ujar anggota Komisi VIII dari Fraksi Partai Golkar Tb Ace Hasan Syadzily di Jakarta, Minggu (21/7). Terkait virus corona ini, Kementerian Kesehatan Arab Saudi sudah meminta para jamaah haji yang akan melaksanakan ibadah mengenakan masker ketika berada di tem-
pat-tempat keramaian. Sejumlah daftar aturan dikeluarkan oleh Menteri Kesehatan Arab Saudi, termasuk anjuran agar para lansia yang mengalami penyakit kronis menun-
da rencana haji mereka. Virus ini menyerang sistem pernapasan manusia. Sebanyak 38 orang Arab Saudi Lanjut ke hal A2 kol 3
MEDAN (Waspada): Sejumlah pusat perbelanjaan di Kota Medan, Minggu(21/7), diserbu konsumen. Kondisi ini terjadi akibat tingginya antusias warga membeli aneka produk untuk menyambut Idul Fitri. Pantauan Waspada, pusat perbelanjaan seperti Plaza Medan Fair, Pasar Petisah, Sun Plaza, Ramayana Sisingamangaraja, Yuki Simpang Raya, Suzuya Kampung Baru,Medan Mal disesaki pengunjung. Bahkan lalulintas di kawasan Pasar Petisah dan Plaza Medan Fair dan Medan Mal, padat.Warga berbelanja pakaian, sendal dan sepatu baik untuk anak-anak maupun dewasa. Lanjut ke hal A2 kol 1
Orang ‘Kaya Berat’ Air Joman Tewas Dibunuh Perampok AIRJOMAN (Waspada): Tok Salim, yang diketahui sebagai keponakan mantan Wakil Presiden RI H.Adam Malik, dan terkenal sebagai
orang ‘kaya berat’ warga Dusun I , Desa Airjoman, Kec. A i r j o m a n , Ka b. A s a h a n , ditemukan tewas bersimbah darah di rumahnya.
Memukul Imam Shalat
Brigadir Sawal Alami Gangguan Jiwa MEDAN (Waspada): Anggota Polres Tapanuli Selatan, Brigadir Sawal yang memukul imam masjid saat shalat tarawih di Masjid Nurul Iman Kota Padangsidimpuan sudah di tahan di sel Polres Padangsidimpuan. “Begitu peristiwa itu terjadi, dia segera diamankan dan sekarang sudah di tahan di Polres Padangsidimpuan,” kata Direktur Dit Binmas Polda Sumut Kombes Pol. Heri Subiansauri kepada Waspada di Medan, Minggu (21/7). Dia mengatakan, Brigadir Sawal mengalami gangguan jiwa, Lanjut ke hal A2 kol 6
Jabal Nur
Al Bayan
Senjata Mukmin
Ikan Bawal Seberat 22 Kg Ditemukan Di Sungai Padang
Oleh: H. Ameer Hamzah Dan apabila hamba-hamba-Ku menanyakan kepadamu tentang diri-Ku maka sesungguhnya Aku senantiasa dekat dengan mereka. Aku memperkenankan oda orang yang berdoa bila berdoa kepada Ku (QS. al-Baqarah: 186) DOA dan ibadah puasa sangat erat kaitannya. Secara logika, doa memang sangat mudah terkabul apabila yang memintanya itu orang-orang yang sudah bersih lahir batin. Tak salah kalau kita ibaratkan dengan seorang buruh yang meminta gaji kepada majikan. Tentu si majikan dengan mudah memberikannya sebab si buruh sedang dan sudah melaksanakan pekerjaannya. Sebaliknya buruh yang tidak jujur bekerja bakal tidak akan dihargai oleh majikannya. Lanjut ke hal A2 kol 2
Waspada/Ist.
IKAN Bawal seberat 22 Kg hasil tangkapan Jumiran, 40, saat memancing di Sungai Padang, tepatnya di b a w a h j e m b a t a n Ti t i Gantung, Kel. Brohol, Kec. Bajenis, Kota Tebingtinggi, Sabtu (20/7) pagi. Sekira pukul 05.30.
TEBINGTINGGI (Waspada) : Seekor ikan bawal seberat 22 kg (foto) berhasil ditangkap Jumiran,40, saat memancing di Sungai Padang, Tebingtinggi, tepatnya di kawasan jembatan Titi Gantung, Kel. Brohol, Kec. Bajenis, Sabtu (20/7) pagi sekira pukul 05.30. Jumiran yang tinggal tidak begitu jauh dari sungai tersebut mengaku hoby memancing. Dengan menggunakan umban bakso, dia memancing di sebuah teluk yang jarang digunakan orang untuk m a n d i k a re n a a i r n y a dalam. Lanjut ke hal A2 kol 6
Kondisi tangan dan kaki korban saat ditemukan Minggu (21/7) pagi, dalam keadaan terikat, leher dijerat goni plastik serta mulut dibalut kain. Beberapa setelah peristiwa itu, para pelaku berhasil ditangkap dalam pelarian mereka menuju Pekanbaru, Riau. Informasi Waspada peroleh, jenazah Tok Salim yang nama aslinya H.Salim Saleh Na s u t i o n , p e r t a m a k a l i ditemukan oleh Mahmut ,40, Lanjut ke hal A2 kol 6
Waspada/Nurkarim Nehe
KAPOLRES Asahan AKBP Budi Suherman dan Kasat Reskrim AKP Hendra Eko Triyulianto, Kapolsek Airjoman AKP Hery Tambunan sedang memeriksa peralatan yang digunakan tersangka, Minggu (21/7.
Ada-ada Saja
Berbuka Imsak
Manusia Zebra Cross
ZEBRA cross atau tempat penyeberangan jalan identik dengan garis hitam-putih yang mirip kulit zebra, merupakan salah satu fasilitas umum yang dipergunakan bagi para pejalanan kaki diantara lalulintas kendaraan. Lanjut ke hal A2 kol 5
: :
18.44 04.53
Dari Sahli bin Sa’ad katanya, bahwa Rasulullah SAW berkata, “Senantiasa akan sejahteralah mereka yang sealu menyegerakan berbuka.” (HR Muslim)
Serampang - Awak mau ikut nyerbu tapi peluru belum ada - He.... he....he....
Berita Utama
A2
Pasangan H Ashari Tambunan H Zainuddin Mars Mendaftar Ke KPUD DS
Visi Masa Depan Umat Oleh: Syahrin Harahap SALAH satu masalah yang dihadapi umat Islam saat ini adalah lemahnya visi masa depan di kalangan mereka. Kurangnya pengenalan terhadap masa depan menyebabkan mereka ketertinggalan dan bahkan seringkali kehilangan cita-citanya. Studi masa depan kurang disentuh, jika bukannya tidak disentuh sama sekali dalam berbagai kajian, pengajian, dan analisis mengenai Islam. Kurangnya apresiasi kaum muslimin mengenai visi masa depan membuat Islam seringkali kehilangan elan vitalnya sebagai pelopor dan pemrakarsa perubahan di tengah masyarakat. Bahkan umat Islam seringkali mengambil kebijakan untuk hanya menyesuaikan diri dengan perkembangan. Lanjut ke hal A7 kol 1
4,7 Juta Jamaah Selesaikan Umrah MAKKAH, Arab Saudi (Waspada): Sebanyak 4,75 juta jamaah telah menyelesaian umrahnya tahun ini, demikian menurut Kementerian Haji. Saat ini masih ada 300.000 jamaah lagi yang masih melaksanakan ibadahnya di Makkah dan Madinah. Kementerian itu mengatakan, ada kira-kira 500.000 pengunjung dari luar negeri di dua kota suci tersebut. Hampir 25.000 pengunjung Umrah meninggalkan Kerajaan Arab Saudi setiap harinya setelah tinggal selama 10 sampai 14 hari di kerajaan itu, demikian menurut jurubicara Kementerian Haji Hatem Al-Qadi. Pekerjaan perluasan di Masjidil Haram berlanjut, dengan pengaturan lalulintas melarang kendaraan pribadi yang membawa jamaah memasuki kawasan tengah. Polisi mengirimkan teks SMS kepada masyarakat agar tidak membuat kepadatan yang menyebabkan kemacetan. Satu pelataran khusus yang lebih tinggi telah dibangun di mataf (kawasan tawaf di sekitar Kaabah) bagi
orang-orang yang berkebutuhan khusus karena ruang untuk mereka sebelumnya telah hilang dalam proyek perluasan itu. Dua juta jamaah tiba Sementara itu, Dinas Penerbangan Sipil mengumumkan bahwa 2,06 juta jamaah Umrah telah tiba melalui Bandara Internasional King Abdul Aziz, dengan menggunakan 11.614 penerbangan sejak awal musim Umrah ini sampai pekan pertama Ramadhan. Jumlah penumpang yang berangkat selama periode yang sama tercatat 2,271 juta jamaah dengan menggunakan 12.035 penerbangan. Otorita Penerbangan Sipil mengatakan administrasi bandara sesuai dengan rencana, dengan berkoordinasi dengan badanbadan pemerintah lainnya di dalam bandara. Tahap pertama rencana berakhir Juni, termasuk mekanisme standar operasional. Tahap kedua, yang berakhir Ramadhan, telah diselesaikan dengan baik.Tahap ketiga akan berlangsung sampai akhir bulan suci Ramadhan dan hari pertama Idul Fitri. (an/m10)
Pusat Perbelanjaan ....
pusat-pusat perbelanjaan di Medan juga memberi diskon pada produk elektronik dan perlengkapan rumah tangga lainnya. “Ada banyak barang yang kena diskon, mulai elektronik, kebutuhan rumah tangga dan lainnya. Diskon kami kenakan dari 10 hingga 70 persen,” ujar salah seorang karyawati Plaza Medan Fair. Sejak sepekan terakhir , pusat perbelanjaan itu dijejali pengunjung dari pagi hingga malam. Pengunjung semakin bertambah memasuki akhir minggu antara Sabtu hingga Minggu malam. (m46)
Sementara, manajemen pusat perbelanjaan di kota ini mulai “perang” diskon besarbesaran untuk menggaet konsumen, dalam menyambut Idul Fitri 1 Syawal 1334 H yang jatuh pada 9 Agustus mendatang. Tiara, seorang ibu rumah tangga , pengunjung Plaza Medan Fair kepada Waspada mengaku bingung memilih aneka produk pakaian yang telah di pasang potongan harga ini. Tetapi, katanya, asalkan produk tersebut bagus dan nyaman dikenakan, harga tidak menjadi persoalan. Sementara Novi, seorang mahasiswi memilih aneka pakaian, sandal dan sepatu tergantung dari potongan harga (diskon). ‘’Ini saya beli sepatu karena murah dengan potongan harga mencapai 70 persen,’’ tuturnya. Selain potongan harga untuk sandang, manajemen
Jawaban Problem Catur, TTS Dan Sudoku Dari Halaman Sport. Jawaban Problem Catur: 1. ....., Bb1+. 2. KxB, BxK+. 3. RxB, Gd3+. 4. Rc1, Ma1+mat. Jawaban TTS: TTS
Santapan Ramadhan
Jawaban Sudoku: 8 6 9 1 4 7 5 2 3
7 3 2 9 8 5 4 1 6
1 4 5 6 3 2 9 7 8
9 2 1 8 7 4 6 3 5
3 8 7 5 1 6 2 9 4
6 5 4 3 2 9 7 8 1
4 9 8 2 6 3 1 5 7
2 1 6 7 5 8 3 4 9
5 7 3 4 9 1 8 6 2
Al Bayan ....
Orang yang berpuasa sangat terbuka peluang untuk meraih keridhaan Allah. Mereka telah memenuhi panggilan Rabbnya untuk berpuasa di siang hari dan menghidupkan malamnya dengan berbagai ibadah sunnah. Doa mereka tentu sangat berbeda dengan doa yang dipanjatkan oleh orang-orang yang lalai dengan main kartu main batu di kios-kios, warung-warung kopi dan sejumlah tempat lainnya, tanpa menghiraukan bulan Ramadhan. Dalam sebuah hadis disebutkan, ada tiga orang yang tidak akan ditolak doanya.
LUBUKPAKAM (Waspada): Pasangan calon Bupati/Wakil Bupati Deliserdang periode 2014-2019, H Ashari TambunanH Zainuddin Mars (AZAN), mendaftarkan diri sebagai peserta Pilkada ke KPU Deliserdang, Minggu (21/7) siang. Kedatangan pasangan H Ashari Tambunan yang kini menjabat Ketua PW Nahdlatul Ulama (NU) Sumut dan H Zainuddin Mars yang saat ini Wakil Bupati Deliserdang, didampingi keluarga, para ulama, kerabat dan para pendukung termasuk kader dan ketua bersama fungsionaris partai pendukung yaitu PAN (Imran Obos), Ger indra ( Jhon Srikana Sebayang), PKB (Ahmad Helmy ST) dan PBB (H Mujahid-dudin). Sebelum mendaftar, rombongan shalat zuhur berjamaah dan Tahajjud di Masjid Al Iklas kompleks kantor Bupati Deliserdang. Pencalonan pasangan
“AZAN” (Ashari TambunanZainuddin Mars) untuk bertarung pada Pilkada Deliserdang yang dijadwalkan 23 Oktober 2013, bila dilihat dari koalisi partai pengusung telah memenuhi persyaratan. PAN pada Pileg 2009 meraih 5 kursi DPRD Deliserdang, Gerindra 1 kursi, PKB 1 kursi serta PBB 1 kursi , sehingga keseluruhan partai pendukung memiliki 8 kursi DPRD Deliserdang. Ketua KPU Deliserdang Drs MohdYusri Msi bersama sejumlah komisioner KPU daerah itu, menyambut hangat kedatangan pasangan “AZAN” yang mendaftar sehari menjelang batas akhir pendaftaran calon bupati/wakil bupati. Setelah melihat administrasi dukungan partai politik yang mengusung pasangan “AZAN”, Ketua KPU Deliserdang Drs Mohd Yusri Msi menjelaskan secara administrasi
pasangan “AZAN” telah memenuhi persyaratan. Sementara itu, calon Bupati Deliserdang H Ashari Tambunan yang berpasangan dengan H Zainuddin Mars usai menyerahkan berkas pendaftaran menggelar konferensi pers di Aula kantor KPU Deliserdang. Kepada wartawan, Ashari mengatakan, tujuannya mencalonkan diri sebagai bupati untuk melanjutkan serta meningkatkan pembangunan di Deliserdang , sehingga berbagai program yang masih terkendala dapat diselesaikan. Saat mendaftar, pasangan “AZAN” beserta ratusan pendukungnya sempat bertemu dengan pendukung/relawan pasangan Cabup/Cawabup Mhd Idris S.Sos-Satrya Yudha Wibowo ST yang diusung PKS bersama Hanura yang pada saat itu juga mendaftar ke KPU Deliserdang. (a06/m16/crul)
Waspadai Virus ....
Sosialisasi, lanjutnya, dilakukan melalui Kantor Wilayah Tingkat Provinsi, Kabupaten/ Kota dan kelompok bersama ibadah haji di daerah-daerah sebelum mereka berangkat mulai bulan depan tahun ini. “Kedua, Kemenag RI dan Kemenkes RI agar melakukan sosialisasi ini disertai dengan melakukan edukasi kepada jamaah haji agar calon jamaah haji tidak mudah terjangkiti virus ini. Misalnya, dengan bergaya hidup bersih dan mengonsumsi makanan yang dapat menjaga daya tahan tubuh,” katanya. Selain itu, Kemeterian
Tiga Ton Ganja ....
narkoba antar provinsi lebih tinggi .Berbagai usaha dilakukan dalam mengelabui aparat penegak hukum. “Tapi aksi penyelundupan ganja seharga Rp9 miliar kali ini kita gagalkan,” ujar Muhajir. Ketika disinggung kemungkinan diekspor ke luar negeri seperti Malaysia dan Thailand, Kapolres Aceh Timur menegaskan sesuai hasil pemeriksaan lima tersangka menyebutkan, seluruh ganja tersebut akan diedarkan di Sumatera Utara dan Pulau Jawa. “Tapi tak tertutup kemungkinan juga dijual ke Malaysia dan negara-negara lain di Asia,” kata Muhajir seraya menambahkan, kemungkinan besar 3 ton ganja tersebut diedarkan melalui jalur darat yang dinilai lebih mudah. Sebagaimana diketahui, Satuan Narkoba Polres Aceh Timur menyita 3 ton ganja yang diangkut dari Aceh Besar
ke Pulau Jawa, Sabtu (20/7) di Jalinsum Banda Aceh - Medan persisnya di kawasan Pante Bidari, Aceh Timur. Polisi mengamankan 4 kurir dan pemilik diduga jaringan narkoba antar pulau dan antar provinsi. Petugas juga mengamankan mobil truk jenis Colt Diesel BK 9782 KY dan mobil Avanza BK 331 DA. Kelima tersangka yakni RRS bin A, 23, (sopir truk) asal Jl. Cemara Lorong 1, Sumut, MD bin H, 25 (kernek truk) asal Desa Suyo, Kec. Padang Tiji, Pidie, S bin M, 21, asal Desa Ie Seuum, Kec. Mesjid Raya, Aceh Besar dan M bin S, 30, warga yang sama serta tersangka lain yakni H bin IB, 45, asal Tanjung Mulia, Kec. Medan Deli, Sumut. H bn IB diduga sebagai bandar yang memiliki jaringan narkoba antar kabupaten dan antar provinsi. Kini kelima tersangka diamankan bersama barang bukti di Mapolres Aceh Timur di Peudawa. (b24)
Agama juga diminta agar menyediakan masker bagi calon jamaah dan meminta meminta mereka agar selalu menggunakannya di tempattempat keramaian. “Ketiga, petugas kesehatan haji Indonesia agar lebih sigap dan pro-aktif memberikan pemahaman tentang kewaspadaan penyebaran virus ini selama di Arab Saudi. Petugas kesehatan haji harus memberi pemahaman agar tak melakukan kontak dengan orang yang mengalami influenza selama di Arab Saudi,” ujarnya. Para jemaah yang melakukan kontak dengan orang yang mengalami influenza diminta segera melapor dan mengecek kesehatannya kepada petugas. “Keempat, Kementerian Agama RI dan Kementerian Kesehatan RI bersama-sama dengan otoritas Kementerian kesehatan Arab Saudi agar saling berkoordinasi,” ucap Ace. (vn/m09)
Permata orang yang sedang berpuasa sampai ia berbuka, kedua orang yang teraniaya, ketiga orang musafir sehingga kembali. (hr al-Bazzar). Dalam riwayat Ahmad Tarmidzi dan Ibnu Hibban menambah dengan pemimpin yang adil. Pemimpin yang adil adalah perpanjangan tangan Allah di bumi. Doa-doa mereka akan dinaikkan ke awan, lalu terbuka pintu langit menuju sisi Allah. Menurut Hasbi Ash-Shiddiqy dalam bukunya “Pedoman Berzikir dan Berdoa”, baru diterima apabila diminta dengan sungguh-sungguh, selalu dalam keadaan berzikir, menjauhi dosa-dosa besar.
Orang-orang yang hidupnya plin plan, pagi beriman, sore ingkar, akan ditolak doanya. Begitu juga doa mereka yang gemar mencari rezeki dengan cara-cara haram. Doa-doa mereka tidak sampai kepada tujuan sebab mereka mencampur aduk antara yang haq dan yang haram. Doa adalah senjata mukmin, tiang agama, cahaya langit dan cahaya bumi. Doa lebih kuat dari bencana lebih manis dari madu, lebih nikmat dari yang nikmat. Kalau Allah belum mengabulkan doa kita, introspeksilah. Siapa tahu ada satu syarat yang kita lupakan. Syarat itu adalah kemurnian aqidah, dan keihlasan beramal.
meninggal akibat virus ini. Varian virus corona yang paling terkenal adalah Severe Acute Respiratory Syndrome (SARS). Ace menyebutkan Kementerian Kesehatan RI dan Kementerian Agama RI perlu segera mengambil langkahlangkah preventif dan antisipatif agar virus ini tidak menjangkiti jamaah haji Indonesia. “Pertama, Kementerian Agama RI melakukan sosialiasi kepada jamaah haji Indonesia agar mewaspadai bahayanya penyebaran virus ini dengan tanpa membuat jamaah menjadi panik,” ucap Ace.
Ada-ada Saja ....
Namun di Bolivia, pemerintah setempat menyediakan fasilitas manusia zebra cross untuk melayani para pejalan kaki yang ingin menyeberang jalan.Inisiatif unik ini dibiayai pihak berwenang di ibukota negara, La Paz, yang bertujuan untuk menegakkan peraturan lalu lintas dan menjamin keamanan para pejalan kaki. Manusia zebra cross akan melompat di depan mobil dan bus begitu lampu lalu lintas berubah menjadi merah yang membuat pengendara berhenti. Mereka juga memastikan pejalan kaki menunggu sampai aman untuk menyeberang sebelum melangkah dari trotoar. Program yang diberi nama “Mama Zebra” ini melibatkan kaum muda marginal, yang mendapatkan uang untuk membiayai pendidikan mereka di sekolah-sekolah menengah dan universitas. “Sangat bermanfaat bagi saya untuk mengenakan kostum zebra. Pekerjaan ini bukan hanya untuk menolong orang lain, tapi kami melakukannya karena kami benar-benar menyukainya,” kata seorang manusia zebra cross bernama Nelson, yang dikutip dari Sky.com, Minggu (21/7). “Sebelum menjadi zebra, saya menjalani hidup yang berantakan,” tambah seorang lainnya bernama Rebecca. “Sekarang saya tahu kota kami lebih baik dan saya berharap bisa menjadi bagian dari perubahan itu sambil mengekspresikan diri. “Tidak ada yang bisa melihat wajah dan senyum saya, tapi saya bisa membantu orang lain dan merasa senang.” (net/rzl)
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Orang ‘Kaya Berat’ ....
yang ayahnya bersanak bapak dengan Wapres H.Adam Malik, sempat dianiaya lebih dari satu orang sebelum dibunuh para pelakuknya. Tok Salim terkenal sebagai “orang kaya berat” di Air Joman. Tahun 1982, ia pernah ke Jakarta dan Pematangsiantar untuk menerima pemberian “tanda mata” dari keluarga H.Adam Malik. Sejak saat itu, Atok Salim kaya raya. AKBP Budi Suherman mengatakan di TKP, personilnya sedang melakukan pengejaran terhadap mobil yang diduga digunakan pelaku.Dari identifikasi awal harta benda korban yang hilang baru 2 buah STNK kendaraan bermotor dan 3 batang emas seberat 1,5 Kg. Kapolres menambahkan, pihak keluarga sudah membuat pernyataan agar mayat korban tidak diotopsi, Ringkus 4 TSK Dalam peristiwa itu, Polres Asahan yang berkoordinasi dengan Satuan Lalulintas Polres Labuhanbatu, menangkap
empat orang yang dicurigai sebagai pembunuh Tok Salim. Keempatnya diringkus dalam pelarian menuju Pekanbaru Riau. Keempat orang tersebut, Edy Junaidi,43, warga Dusun Sidomulyo Belakang Telkom ,Kec. Stabat ,Kab. Langkat, Ahmadi Nasution, 29,) warga Kampung Banjar II, Kec. Kota Pinang ,Labuhanbatu Selatan, Sarwedi, 43, warga Desa Pinang Awan ,Kec. Torgamba, Kab. Labuhan Batu Selatan, dan Budi, 43, warga yang sama. Selain mengamankan ke empat tersangka, kata Kapolres Asahan AKBP Budi Suherman, petugas menyita barang bukti yang diduga digunakan untuk menghabisi korban, yakni satu pistol rakitan jenis revolver, 1 pucuk air soft gun jenis FN, 5 butir peluru tajam, 1 buah gunting, 2 buah obeng, 1 buah tang, hp nokia, 2 buah BPKB atas nama korban H Salim Saleh Nasution ,serta tas sandang warna hitam serta satu unit mobil Daihatsu Xenia BM 1287 QC (a10)
Brigadir Sawal ....
mendalami peristiwa itu dengan kearifan. Dalam surat al-Hujarat ayat 6, Allah mengingatkan untuk berhati-hati dalam menghadapi sesuatu informasi, jangan berbuat ceroboh karena hal itu dapat merugikan dan penyesalan selamalamanya. “Karena itu kita harus tabayyun atau melakukan klarifikasi. Kalau sudah, tentu kita mengharapkan kepada pihak berwajib melakukan tindakan hukum. Kita harus menghindari tidakan anarkis yang dapat merugikan kita, juga kesucian bulan Ramadhan,” kata Hatta. Seperti diberitakan, M Nabis Batubara, 65, dipukul seorang polisi yang bertugas di Polres Tapsel saat menjadi imam shalat tarawih di Masjid Nurul Iman Gang Dame, Kampung Darek, Wek VI, Kec. Sidimpuan Selatan, Kamis (18/7) malam. Pelaku masuk ke masjid saat semua makmum sedang bersujud. Dia melangkahi semuanya dan terus ke depan, lalu memukul wajah dan kepala imam yang hendak tahiyat akhir rakaat kedua. Karena peristiwa itu, ibadah shalat tarawih bubar, makmum berusaha melindungi imam mereka dan sebagian menarik pelaku keluar masjid, kemudian diserahkan ke Polres Kota Padangsidimpuan. M Nabis Batubara mengatakan, usai sujud rakaat kedua merasakan sesuatu menghantam pipi kanannya sehingga dia tersungkur. “Pipi saya robek dan harus dijahit, gigi depan juga patah,” kata Nabis saat ditemui wartawan di kediamannya. Dari keterangan warga, tindak penganiayaan itu bukan pertama kali dilakukan polisi tersebut di lingkungan tempat tinggalnya. Dua hari sebelumnya Sawal memukuli bocah kelas 4 SD karena hendak shalat ke masjid. Kemudian sebulan lalu dia juga memukul seorang janda tanpa alasan jelas. Pelaku bahkan mengobrak-abrik barang dagangan korban dan merusak gerobaknya.
MUI Sumut Kutuk Sebelumnya, MUI Sumut mengutuk tindakan kekerasan yang dilakukan seorang polisi Bripka Swl yang bertugas di Polres Tapanuli Selatan terhadap imam shalat tarawih di Masjid Nurul Iman, Gg Dame Kampung Darek Padang Sidempuan, seperti diberitakan Waspada Minggu (21/7). Hal ini disampaikan Ketua MUI Sumut Prof H Abdulah Syah MA bersama Prof Hasan Bakti Nasution, Minggu. Hasan Bakti menyebutkan tindakan yang dilakukan penegak hukum apalagi saat melaksanakan ibadah shalat adalah hal yang tidak bisa ditolelir. “ MUI Sumut dengan tegas meminta kepada Kapoldasu segera mengambil tindakan dan melakukan proses cepat terhadap pelaku. Apa yang dilakukan Swl bukan hanya menyakiti imam shalat tarawih tetapi menyakiti hati umat Islam,” kata Hasan Bakti. Dia menambahkan, jika Kaplodasu lambat menangangi masalah ini, dikhawatirkan amarah umat Islam akan muncul dan persoalan ini bisa lebih meluas. Karenanya, sebelum segala sesuatunya berubah pada sikap yang anarkis, sebaiknya penanganan oleh instansi kepolisian harus segera diselesaikan. Hal yang sama disampaikan Ketua Dewan Masjid Indonesia (DMI) Kota Medan, H Syafi’i MA .Perilaku polisi ini pantas mendapat hukuman dengan membebastugaskannya. Apalagi sudah beberapakali melakukan penganiayaan terhadap orang lain. “ Yang sangat mengherankan, mengapa sudah dilaporkan oleh masyarakat kepada yang berwajib, tetap tidak ada tindakan. Seorang yang sudah bertindak anarkis berkali-kali seharusnya diperiksa kesehatan jiwanya oleh psikiater untuk mengetahui kondisi kejiawaannya. DMI meminta pihak kepolisian segera memberikan sangsi tegas dan memeriksa kejiawan Briptu Swl,”kata Sayfi’i. (m27/m37/a27)
Ikan Bawal ....
jadi 20 tumpuk. Beberapa bulan sebelumnya, Jumiran yang bekerja di PT. Darmek sebagai penjaga pintu air ini mengaku pernah mendapat ikan bawal seberat 10 Kg dan 8 Kg, namun karena ada yang meminta ikan tersebut dijual seharga Rp 250.000/ekor. Menurutnya, masih ada ikan bawal yang lebih besar di sana karena terlihat sering muncul di permukaan sungai. Kepling Ling I, Kel. Durian, Zulkarnain, kerabat Jumiran turut mendapat bagian ikan tersebut kepada Waspada,
Minggu (21/7) mengaku, Jumiran pernah mendapat ikan yang sama sebelumnya, persisnya sekira 5 bulan lalu. Pertama mendapat 10 Kg, beberapa bulan kemudian mendapat ikan bawal seberat 8 Kg. “Semenjak mendapatkan ikan seberat 22 Kg tersebut, Jumiran langsung telpon saya dan membagikan daging ikannya,” ucap Zul dan mengingatkan warga untuk bersamasama menjaga kebersihan dan kelestarian lingkungan air di sungai, karena air adalah sumber kehidupan semua makhluk. (a11)
yang bertempat tinggal di seberang jalan dengan rumah korban. Mahmut mengaku dihubungi Askim Tarigan dan meminta melihat Atok Salim, karena Tarigan curiga sebelumnya ada mobil parkir di depan rumahnya. Mahmut pun pergi tergesa – gesa. “Saya pun mendatangi rumah korban, pintu samping tidak terkunci saat saya dorong dan tampak darah di lantai. Sedangkan Atok Salim terbujur di ruang dapur , kejadian itu kami laporkan kepada aparat desa yang kemudian diteruskan ke Polsek Airjoman, ‘kata Mahmut. Kapolsek Air Joman AKP Hery Tambunan bersama personelnya yang turun ke tempat kejadian perkara (TKP), langsung melakukan olah TKP dan menggali informasi dari pihak keluarga serta saksi - saksi yang mengaku melihat ada mobil jenis minibus yang mencurigakan. Berat dugaan Tok Salim dan kemungkinan tidak menyadari perbuatannya saat melakukan penyerangan itu. “Hasil diagnosa kami terima, penyakitnya bernama skizoprenia paranoid, gangguan kejiwaan,” kata Heri Subiansauri menyebutkan pihaknya sudah berkoordinasi dengan MUI Padangsidimpuan atas kasus pemukulan imam masjid itu. Heri juga menyampaikan permintaan maaf kepada masyarakat Kota Padangsidimpuan, terutama kepada jamaah Masjid Nurul Iman dan keluarga M Nabis Batubara yang menjadi korban pemukulan Brigadir Sawal. “Polri, khususnya Polda Sumut menyampaikan permohonan maaf atas kejadian itu, dan saat ini yang bersangkutan sudah ditahan untuk menjalani proses pemeriksaan, termasuk pemeriksaan kejiwaannya.” Menurut Heri, Brigadir Sawal termasuk taat beribadah, tetapi terkadang penyakitnya kambuh yang menyebabkan tidak dapat mengontrol dirinya melakukan penganiayaan terhadap orang lain. “Kami tidak mengetahui pasti penyebab penyakit kejiwaannya, tetapi sebelum bertugas di Tapsel, dia bertugas di Kalimantan Selatan,” kata Heri menyebutkan Masjid Nurul Iman berada tidak jauh dari kediaman Brigadir Sawal. Sikapi Dengan Arif Terpisah, Ketua MUI Kota Medan Prof H Moh. Hatta diminta tanggapan, mengatakan sangat menyayangkannya, apalagi terjadi disaat bulan Ramadhan. “Saya kaget saat membaca berita itu, dan prihatin peristiwa terjadi di saat bulan ramadhan,” katanya. Namun Hatta mengajak semua pihak bersikap arif menyikapi peristiwa itu. Kepada pihak berwajib agar persoalan itu dapat dijelaskan kepada masyarakat, jangan ditutup-tutupi sehingga tidak terkesan polisi mendiamkan kasus itu ataupun berada di balik pelaku. Kepada umat Islam, khususnya di Padangsidimpuan juga diharapkan
Selepas shalat shubuh bersama temannya yang juga hobby memancing, dia pergi ke sungai tersebut. Sekira setengah jam meletakkan joran pancing di sungai itu, ikan bawal besar itupun sangkut di mata kailnya. Spontan hasil pancingannya itu dibawa pulang di rumah di Jl. Swasembada, Ling. I, Kel. Brohol. Ikan besar tersebut dipotong-potong dan dibagikan kepada kerabat dan teman yang ikut bersamanya memancing. Daging ikan tersebut dipotong dadu men-
A2
Berita Utama Menteri, Pangdam I/BB Buka Puasa Dengan Kanji Rumi Aceh
Visi Masa Depan Umat Oleh: Syahrin Harahap SALAH satu masalah yang dihadapi umat Islam saat ini adalah lemahnya visi masa depan di kalangan mereka. Kurangnya pengenalan terhadap masa depan menyebabkan mereka ketertinggalan dan bahkan seringkali kehilangan citacitanya. Studi masa depan kurang disen-tuh, jika bukannya tidak disentuh sama sekali dalam berbagai kajian, pengajian, dan analisis mengenai Islam. Kurangnya apresiasi kaum muslimin mengenai visi masa depan membuat Islam seringkali kehilangan elan vitalnya sebagai pelopor dan pemrakarsa perubahan di tengah masyarakat. Bahkan umat Islam seringkali mengambil kebijakan untuk hanya menyesuaikan diri dengan perkembangan. Lanjut ke hal. A7 kol 1
Polsek Sunggal Razia Bus AKAP, Periksa KTP Penumpang MEDAN (Waspada): Aparat Polsek Sunggal menggelar razia terhadap bus Angkutan Kota Antar Provinsi (AKAP) dan pemeriksaan KTP terhadap penumpang bus untuk mencari narapidana dan teroris yang kabur dari Lapas Klas I Tanjung Gusta. Raziadigelar Sabtu malam sampai Minggu (20-21/7) dinihari. Pantauan Waspada di lapangan, razia sasaran narapidana, teroris dan dalam kaitan Operasi Pekat Toba 2013 ,dipimpin Kapolsek Sunggal Kompol M. Luther Dachi, S.Sos, SH dibantu 67 personel terdiri, Intelkam, Reskrim, Sabhara, Binmas dan Provost. Bus AKAP datang dari Medan menuju Aceh distop. Petugas selain melakukan pemeriksaan surat kendaraan, juga melakukan pemeriksaan KTP kepada seluruh penumpang. Razia juga dilakukan terhadap angkot, taksi, kereta. Kapolsek Sunggal Kompol M. Luther Dachi, S.Sos, SH mengatakan, razia itu dilakukan sasaran narapidana dan khsusus teroris yang kabur dari Lapas Klas I Tanjung Gusta Medan. Sedangkan, Operasi Pekat Toba 2013, targetnya pelaku kejahatan, senjata tajam, senjata api, narkoba, pencurian kereta, perampokan dan lainnya, agar suasana bulan suci Ramadhan tetap kondusif di Sumatera Utara khususnya Kota Medan. “Gebrakan ini sesuai instruksi Kapoldasu dan Kapolresta Medan,” jelasnya. (m36)
Presiden: Main Hakim ... Jawa Tengah meletup Kamis (18/7). Satu orang tewas dalam peristiwa itu. Selain korban tewas, dalam bentrokan itu sedikitnya satu mobil yang ditumpangi rombongan FPI ludes dibakar massa, tiga mobil FPI lainnya dirusak massa. Peristiwa ini bermula saat rombongan FPI gabungan dari Kendal, Temanggung, dan Kabupaten Semarang baru saja melakukan razia di lokasi prostitusi dan judi togel di Kota Sukorejo. Sehari sebelumnya, FPI juga merazia lokasi prostitusi di Sukorejo.Warga setempat kesal atas ulah anggota FPI yang melakukan sweeping di wilayah mereka. Tindakan FPI dinilai menyinggung warga Sukorejo karena dianggap main hakim sendiri. Apalagi para anggota FPI bukanlah warga setempat. FPI Bantah Sementara Dewan Pimpinan Daerah Front Pembela Islam Daerah Istimewa Yogyakarta menegaskan, sopir mobil Toyota Avanza yang menabrak sejumlah korban di Kec. Sukorejo, Kab. Kendal, Jawa Tengah, bukan anggota mereka. “Kami tegaskan bahwa `sopir maut` di Sukorejo, Kendal, bukan anggotakami.MelainkanhanyasopirrentalyangdisewaFPIMagelang,” kata Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Front Pembela Islam (FPI) DIY Bambang Tedi di Yogyakarta, Minggu (21/7). Bambangmemaklumi,apabilamasyarakatmarahhinggamerusak mobil yang telah menabrak sejumlah korban. Menurut dia, sopir tersebut panik hingga mengakibatkan terjadi kecelakaan tersebut. “Selain sopirnya bukan anggota FPI, mobil tersebut juga bukan mobil FPI. Jadi, kami harap masyarakat tahu fakta yang sebenarnya,” katanya. (kcm/ant)
Gatot Umrah, ... Selain meminta pro aktif, Gubsu meminta seluruh SKPD punya gagasan bekerja dan jangan puas hanya dengan bekerja biasa-biasa saja. Dengan gagasan besar, semua potensi Sumut bisa lebih maksimal didayagunakan dengan dukungan kinerja pemerintah daerah. Ramadhan, lanjut Gubsu, tidak bisa dijadikan alasan untuk mengurangi prestasi kita dalam bekerja tapi harus dapat meningkatkan kesehatan sehingga mendukung kinerja. “SKPD harus punya ide, saya dan Wagubsu punya rencana mengumpulkan orang-orang Sumut yang sukses di pusat, di provinsi serta negara lain. Dengan merajut silaturahim, kita berharap mereka ikut berpartisipasi memajukan Sumut melalui kontribusi dan karya mereka membangun kampung halaman,” imbuh Gubsu. Gubsu juga mengingatkan kembali lima perintah gubernur yang harus menjadi spirit bersama untuk memajukan Sumut. Pertama: perkokoh iman, jaga etika dan perkuat soliditas korps Jawaban Problem Catur, pegawai negeri sipil, kedua: junjung tinggi empat pilar kebangTTS Dan Sudoku saan dan pertahankan netraliDari Halaman Sport. tas, ketiga: cintai pekerjaan, taat prosedur, patuhi hukum dan disiplin waktu, keempat: ramah Jawaban Problem Catur: dan bersahabat dalam melayani masyarakat serta kelima: hidup 1. ....., Bb1+. bersahaja, cintai keluarga dan menjadi motivator di tengah 2. KxB, BxK+. masyarakat.(m28)
3. RxB, Gd3+. 4. Rc1, Ma1+mat. Jawaban TTS: TTS
Santapan Ramadhan
Jawaban Sudoku: 8 6 9 1 4 7 5 2 3
7 3 2 9 8 5 4 1 6
1 4 5 6 3 2 9 7 8
9 2 1 8 7 4 6 3 5
3 8 7 5 1 6 2 9 4
6 5 4 3 2 9 7 8 1
4 9 8 2 6 3 1 5 7
2 1 6 7 5 8 3 4 9
5 7 3 4 9 1 8 6 2
MEDAN (Waspada) : Menteri Penertiban Aparatur Negara dan Birokrasi Reformasi (PAN/ RB) H. Azwar Abu Bakar, Pangdam I/BB Mayjen TNI Burhanuddin Siagian danWagub Aceh H. Muzakir Manaf menggelar acara berbuka puasa bersama dengan Kanji Rumi dan ratusan warga Aceh di Sekretariat Jl. Mangkara Medan, Minggu (21/7) malam. Acara dihadiri pengurus DPP Aceh Sepakat Sumut dan Dewan Musapat (DM) Aceh Sepakat , antara lain Ketua umum DPP Aceh Sepakat Sumatera Utara HM. Husni Mustafa, SE, Sekum T. Bahrumsyah, SH, T. Munthadar, Drs H. Arbie Abdul Gani, H. Jamaludidn HA, H.T. Sulaiman, Ir H. Suardi Yusuf, bendahara DPP Aceh Sepakat H. Faisal Pawang Leman, SE.Ak, Ketua Cabang I Drs H. Kamaruddin Harun, MM, sekretaris DM Aceh Sepakat Ir H. Natsir Amin, MM dan mantan Ketum Aceh Sepakat H. Fauzi Hasballah maupun H. Fauzi Usman. Menteri dan Pangdam I/BB sangat gembira dapat berkumpul dengan 850 warga, yang tidak hanya dari kalangan atas tetapi juga warga biasa.
Pemukul Imam ... Heri Subiansauri dan menyebutkan pihaknya sudah berkoordinasi dengan MUI Padangsidimpuan atas kasus pemukulan imam masjid itu. Dalam kasus itu, Heri menyampaikan permintaan maaf kepada masyarakat Kota Padangsidimpuan, terutama kepada jamaah Masjid Nurul Iman dan keluarga M Nabis Batubara, yang menjadi korban pemukulan Brigadir Swl. “Polri, khususnya Polda Sumut menyampaikan permohonan maaf atas kejadian itu, dan saat ini yang bersangkutan sudah ditahan untuk menjalani proses pemeriksaan, termasuk pemeriksaan kejiwaannya.” Menurut Heri, Brigadir Swl termasuk taat beribadah, tetapi terkadang penyakitnya kambuh yang menyebabkan tidak dapat mengontrol diri sehingga melakukan penganiayaan terhadap orang lain. “Kami tidak mengetahui pasti penyebab penyakit kejiwaannya, tetapi sebelum bertugas di Tapsel, dia bertugas di Ka-
Ada-ada Saja ... Namun di Bolivia, pemerintah setempat menyediakan fasilitas manusia zebra cross untuk melayani para pejalan kaki yang ingin menyeberang jalan.Inisiatif unik ini dibiayai pihak berwenang di ibukota negara, La Paz, yang bertujuan untuk menegakkan peraturan lalu lintas dan menjamin keamanan para pejalan kaki. Manusia zebra cross akan melompat di depan mobil dan
Pusat Perbelanjaan ... untuk menggaet konsumen, dalam menyambut Idul Fitri 1 Syawal 1434 H yang jatuh pada 8 Agustus mendatang. Tiara, seorang ibu rumah tangga , pengunjung Plaza Medan Fair kepada Waspada mengaku bingung memilih aneka produk pakaian yang telah dipasang potongan harga ini. Tetapi, katanya, asalkan produk tersebut bagus dan nyaman dikenakan, harga tidak menjadi persoalan. Sementara Novi, seorang mahasiswi memilih aneka pakaian, sandal dan sepatu tergantung dari potongan harga (diskon). ‘’Ini saya beli sepatu karena
Waspada/Abdullah Dadeh
MENTERI PAN/RB H. Azwar Abu Bakar (tengah) didampingi Pangdam I/BB Mayjen TNI Burhanuddin Siagian (kiri), Wagub Aceh H. Muzzakir Manaf (kanan) dan Ketua Umum DPP Aceh Sepakat Sumut HM. Husni Mustafa, SE dan para pengurus DPP Aceh Sepakat Sumut. Menteri PAN dan RB Azwar Abu Bakar menjelang berbuka menyatakan dia bersama rombongan datang dari Jakarta khusus untuk berbuka puasa bersama warga Aceh dan unsur pengurus DPP maupun DM Aceh Sepakat di Medan. “Saya ini bukan orang baru di Medan, tinggal saya dulu di Jl. Amaliun, pindah ke Aceh dan terakhir menjadi Gubernur
Aceh,” kata Azwar Abu Bakar. Dia mengimbau warga Aceh dimanapun berada harus meningkatkan silaturrahmi dan menjalin ukhuwah sesama warga lainnya di Medan maupun Sumut pada umumnya. Tausyiah sebelum shalat tarawih di Masjid Raya Aceh disampaikan Ustadz Hasbullah Jakfar, MA dan imam tarawih Syarifuddin Azmi Lubis. (m32)
limantan Selatan,” kata Heri. Masjid Nurul Iman berada tidak jauh dari kediaman Brigadir Swl. MUI Sumut Kutuk Dari Medan, MUI Sumut mengutuk tindakan kekerasan yang dilakukan Brigadir Swl terhadap imam shalat tarawih di Masjid Nurul Iman, Gg Dame Kampung Darek Padang Sidempuan, Minggu(21/7). Hal ini disampaikan Ketua MUI Sumut Prof H Abdulah Syah MA bersama Prof Hasan Bakti Nasution, Minggu (21/7). Hasan Bakti menyebutkan tindakanyangdilakukanpenegak hukum apalagi saat melaksanakan ibadah shalat adalah hal yang tidak bisa ditolelir. “ MUI Sumut dengan tegas meminta kepada Kapoldasu segera mengambil tindakan dan melakukan proses cepat terhadap pelaku. Apa yang dilakukan Swl bukan hanya menyakiti imam shalat tarawih tetapi menyakiti hati umat Islam,” kata Hasan Bakti. Seperti diberitakan, M Nabis Batubara, 65, dipukul sorang polisi yang bertugas di Polres
Tapsel saat menjadi imam shalat tarawih di Masjid Nurul Iman Gang Dame, Kampung Darek, WekVI, Kec. Sidimpuan Selatan, Kamis (18/7) malam. Pelaku masuk ke masjid saat semua makmum sedang bersujud. Dia melangkahi semuanya dan terus ke depan, lalu memukul wajah dan kepala imam yang hendak tahiyat akhir rakaat kedua. Karena peristiwa itu, ibadah shalat tarawih bubar. Makmum berusaha melindungi imam mereka dan sebagian menarik pelaku keluar masjid, kemudian diserahkan ke Polres Kota Padangsidimpuan. M Nabis Batubara mengatakan, usai sujud rakaat kedua merasakan sesuatu menghantam pipi kanannya sehingga dia tersungkur. “Pipi saya robek dan harus dijahit, gigi depan juga patah,” kata Nabis saat ditemui wartawan di kediamannya. Dari keterangan warga, tindak penganiayaan itu bukan pertama kali dilakukan polisi tersebut di lingkungan tempat tinggalnya. Dua hari sebelumnya Swl memukuli bocah kelas 4 SD, karena hendak shalat ke masjid. Sebulan lalu, dia memukul seorang janda tanpa alasan jelas. Pelaku bahkan mengobrak-abrik barang dagangan korban dan merusak gerobaknya. (m27/m37/a27)
bus begitu lampu lalu lintas berubah menjadi merah yang membuat pengendara berhenti. Mereka juga memastikan pejalan kaki menunggu sampai aman untuk menyeberang sebelum melangkah dari trotoar. Program yang diberi nama “Mama Zebra” ini melibatkan kaum muda marginal, yang mendapatkan uang untuk membiayai pendidikan mereka di sekolah-sekolah menengah dan universitas. (net/rzl) murah dengan potongan harga mencapai 70 persen,’’ tuturnya. Selain potongan harga untuk sandang, manajemen pusatpusat perbelanjaan di Medan juga memberi diskon pada produk elektronik dan perlengkapanrumahtanggalainnya. “Ada banyak barang yang kena diskon, mulai elektronik, kebutuhan rumah tangga dan lainnya. Diskon kami kenakan dari 10 hingga 70 persen,” ujar salah seorang karyawati Plaza Medan Fair. Sejak sepekan terakhir , pusat perbelanjaan itu dijejali pengunjung dari pagi hingga malam. Pengunjung semakin bertambah memasuki akhir minggu antara Sabtu hingga Minggu malam. (m46)
Tak Bisa Beli ... “Pagi itu dia sudah membongkar-bongkar rumah kakak kami yang tidak jauh dari rumah ayah untuk mencari uang, saat itu rumah kakak sedang kosong. Terus siang tadi kakak menjumpai dia di rumah ayah menanyakan kenapa dibongkarbongkar,” terang Epriansyah. Karena sudah sakau, ES mengamuk dan mengancam ayahnya dengan pisau yang setiap saat dipegangnya. “Langsung marah dia terus mengancam ayah dengan pisau,” tuturnya. Takut akan keselamatannya, ayah korban Iyanwar ,73, bersama kakaknya keluar dan membuat laporan pengaduan ke Polsek Percut Seituan. Namun, aksinya semakin menjadi ketika pihak kepolisian datang ke rumah itu, ES membakar rumah bagian ruang tamu dan loteng dapur. Takut api merembet ke rumah warga lainnya, pihak kepolisian dibantu warga mencoba memadam api dan berupaya menangkap pria pecandu narkoba itu. Setelah tiga jam melakukan pendekatan persuasif, ES berhasil diamankan oleh petugas Reskrim Polsek Percut Seituan. Kanit Reskrim Polsek Percut Seituan AKP Faidir Chaniago
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Keponakan Mantan ... di depan rumahnya. Mahmut pun pergi tergesa – gesa. “Saya pun mendatangi rumah korban, pintu samping tidak terkunci saat saya dorong dan tampak darah di lantai. Sedangkan Atok Salim terbujur di ruang dapur , kejadian itu kami laporkan kepada aparat desa yang kemudian diteruskan ke Polsek Airjoman, ‘kata Mahmut. Kapolsek Air Joman AKP Hery Tambunan bersama personelnya yang turun ke tempat kejadian perkara (TKP), langsung melakukan olah TKP dan menggali informasi dari pihak keluarga serta saksi - saksi yang mengaku melihat ada mobil jenis minibus yang mencurigakan. Berat dugaan Tok Salim yang ayahnya bersanak bapak dengan mantanWapres H.Adam Malik, sempat dianiaya lebih dari satu orang sebelum dibunuh para pelakunya. Tok Salim terkenal sebagai “orang kaya” di Air Joman. Tahun 1982, ia pernah ke Jakarta dan Pematangsiantar untuk menerima pemberian“tanda mata” dari keluarga H.Adam Malik. AKBP Budi Suherman mengatakan di TKP, personilnya sedang melakukan pengejaran terhadap mobil yang diduga digunakan pelaku.Dari identifikasi awal harta benda korban yang hilang baru 2 buah STNK kendaraanbermotordan3batangemas seberat 1,5 Kg. Kapolres menambahkan, pihak keluarga sudah membuat pernyataan agar mayat korban tidak diotopsi. Ringkus 4 TSK Dalam peristiwa itu, Polres Asahan yang berkoordinasi dengan Satuan Lalulintas Polres Labuhanbatu, menangkap empat orang yang dicurigai sebagai pembunuh Tok Salim. Keempatnya diringkus dalam pelarian menuju Pekanbaru Riau. Keempat orang tersebut, EJ,43, warga Dusun Sidomulyo Belakang Telkom ,Kec. Stabat, Kab. Langkat, AN, 29, warga Kampung Banjar II, Kec. Kota Pinang ,Labuhanbatu Selatan, S, 43, warga Desa Pinang Awan ,Kec. Torgamba, Kab. Labuhan Batu Selatan, dan B, 43, warga yang sama. Selain mengamankan ke em-pat tersangka, kata Kapolres Asahan AKBP Budi Suherman, petugas menyita barang bukti yang diduga digunakan untuk menghabisi korban, yakni satu pistol rakitan jenis revolver, 1 pucuk air soft gun jenis FN, 5 butir peluru tajam, 1 buah gunting, 2 buah obeng, 1 buah tang, hp nokia, 2 buah BPKB atas nama korbanHSalimSalehNasution ,serta tas sandang warna hitam serta satu unit mobil Daihatsu Xenia BM 1287 QC. (a10/a15) menjelaskan, berdasarkan informasi dari pihak keluarganya, ES sudah terpengaruh sabu. “Saat meminta uang pada orangtuanya tidak diberi, dia emosi dan membakar rumah orangtuanya sendiri,” sebut AKP Faidir Chan. Dijelaskan AKP Faidir, sebelum membakar rumah ayahnya, ES membawa dua wanita di dalam kamar , namun pihak keluarga tidak mengetahui siapa kedua wanita itu. Aksi yang dilakukan ES sempat memancing emosi warga sekitar yang ditantang untuk berkelahi. Namun, dapat diredam polisi. (h04)
Waspada/Ist.
IKAN Bawal seberat 22 Kg hasil tangkapan Jumiran,40, saat memancing di Sungai Padang, Sabtu (20/7) pagi.
Ikan Bawal Seberat 22 Kg Ditemukan Di Sungai Padang TEBINGTINGGI (Waspada) : Seekor ikan bawal seberat 22 kg berhasil ditangkap Jumiran,40, saat memancing di Sungai Padang, Tebingtinggi, tepatnya di kawasan jembatanTiti Gantung, Kel. Brohol, Kec. Bajenis, Sabtu (20/7) pagi sekira pukul 05:30. Jumiran yang tinggal tidak begitu jauh dari sungai tersebut mengaku hobi memancing. Dengan menggunakan umpan bakso, dia memancing di sebuah teluk yang jarang digunakan orang untuk mandi karena airnya dalam. Selepas shalat shubuh bersama temannya yang juga hobi memancing, dia pergi ke sungai tersebut. Sekira setengah jam meletakkan joran pancing di sungai itu, ikan bawal besar itupun sangkut di mata kailnya. Spontan hasil pancingannya itu dibawa pulang di rumah di Jl. Swasembada, Ling. I, Kel. Brohol. Ikan besar tersebut dipotong-potong dan dibagikan kepada kerabat dan teman yang ikut bersamanya memancing. (a11)
12 Ribu Bertarung Di Pintu Terakhir Masuk USU, Unimed MEDAN (Waspada): 12 Ribu lebih peserta Pelaksanaan Ujian Masuk Bersama Perguruan Tinggi Negeri (UMB-PTN) 2013, bertarung serentak di seluruh Indonesia, Minggu (21/7), termasuk di dua universitas negeri Sumatera Utara .Yakni USU dan Unimed. “Proses seleksi tertulis masuk USU dan Unimed lewat jalur UMB, merupakan jalur terakhir setelah SNMPTN dan SBMPTN. Pengumuman UMB dijadwalkan 28 Juli 2013, “ kata Panitia Lokal (Panlok) UMB USU, Prof Zulkifli Nasution dan Panlok Unimed, Prof Khairil Ansari menjawab Waspada secara terpisah. Menurut Prof Zulkifli Nasution, jumlah peserta mengikuti UMB- PTN USU Minggu, sebanyak 5977 orang.Sedangkan kursi tersedia sebanyak 1.544 orang. Calon mahasiswa paling meminati Fak. Kedokteran, kedokteran gigi, hukum, ekonomi dan teknik. Sementara, Panlok Unimed, Prof Khairil Ansari mengatakan, jumlah peserta UMB- PTN di Unimed sebanyak 6.208 orang lebih.”Kursi tersedia lewat jalur ini sebanyak 1.352 orang,” ujarnya didampingi Kabag Humas Tappil Rambe usai meninjau lokasi ujian di kampus Unimed. Fakultas favorit pendidikan guru sekolah dasar dan lainnya.(m49)
H Ashari Tambunan ... sehingga keseluruhan partai pendukung memiliki 8 kursi DPRD Deliserdang. Ketua KPU Deliserdang Drs Mohd Yusri Msi bersama sejumlah komisioner KPU daerah itu, menyambut hangat kedatangan pasangan “AZAN” yang mendaftar sehari menjelang batas akhir pendaftaran calon bupati/wakil bupati. Setelah melihat administrasi dukungan partai politik yang mengusung pasangan “AZAN”, Ketua KPU Deliserdang Drs Mohd Yusri Msi menjelaskan secara administrasi pasangan “AZAN” telah memenuhi persyaratan. Sementara itu, calon Bupati Deliserdang H Ashari Tambunan yang berpasangan dengan H Zainuddin Mars usai menyerahkan berkas pendaftaran menggelar konferensi pers di Aula kantor KPU Deliserdang. Kepada wartawan, Ashari mengatakan, tujuannya mencalonkan diri sebagai bupati untuk melanjutkan serta meningkatkan pembangunan di Deliserdang , sehingga berbagai program yang masih terkendala dapat diselesaikan. Saat mendaftar, pasangan “AZAN” beserta ratusan pendukungnya sempat bertemu dengan pendukung/relawan pasangan Cabup/Cawabup Mhd Idris S.Sos-Satrya Yudha Wibowo ST yang diusung PKS bersama Hanura yang pada saat itu juga mendaftar ke KPU Deliserdang.Bahkan, pasangan Cabup/ Cawabup “AZAN” dan “BISA” (Bersama Idris-Satrya) di dalam gedung KPU tampak bersalaman dan foto bersama. Ketua KPU Deliserdang Drs MohdYusri,MSi menyebutkan hingga Minggu (21/7),Cabup/Cawabup Deliserdang yang telah mendaftar sebanyak 7 pasangan, di antaranya 5 pasangan dari calon independen dan dua pasangan dari partai. “Kita masih menunggu hingga batas akhir pendaftaran Senin ( 22/7).(a06/m16/crul)
Al Bayan ... Orang yang berpuasa sangat terbuka peluang untuk meraih keridhaan Allah. Mereka telah memenuhi panggilan Rabbnya untuk berpuasa di siang hari dan menghidupkan malamnya dengan berbagai ibadah sunnah. Doa mereka tentu sangat berbeda dengan doa yang dipanjatkan oleh orang-orang yang lalai dengan main kartu main batu di kios-kios, warung-warung kopi dan sejumlah tempat lainnya, tanpa menghiraukan bulan Ramadhan. Dalam sebuah hadis disebutkan, ada tiga orang yang tidak akan ditolak doanya. Permata orang yang sedang berpuasa sampai ia berbuka, kedua orang yang teraniaya, ketiga orang musafir sehingga kembali. (hr al-Bazzar). Dalam riwayat Ahmad Tarmidzi dan Ibnu Hibban menambah dengan pemimpin yang adil. Pemimpin yang adil adalah perpanjangan tangan Allah di bumi.
Doa-doa mereka akan dinaikkan ke awan, lalu terbuka pintu langit menuju sisi Allah. Menurut Hasbi Ash-Shiddiqy dalam bukunya “Pedoman Berzikir dan Berdoa”, baru diterima apabila diminta dengan sungguhsungguh, selalu dalam keadaan berzikir, menjauhi dosa-dosa besar. Orang-orang yang hidupnya plin plan, pagi beriman, sore ingkar, akan ditolak doanya. Begitu juga doa mereka yang gemar mencari rezeki dengan cara-cara haram. Doa-doa mereka tidak sampai kepada tujuan sebab mereka mencampur aduk antara yang haq dan yang haram. Doa adalah senjata mukmin, tiang agama, cahaya langit dan cahaya bumi. Doa lebih kuat dari bencana lebih manis dari madu, lebih nikmat dari yang nikmat. Kalau Allah belum mengabulkan doa kita, introspeksilah. Siapa tahu ada satu syarat yang kita lupakan. Syarat itu adalah kemurnian aqidah, dan keihlasan beramal.
Medan Metropolitan
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Waspada/Rudi Arman
RATUSAN remaja melakukan aktivitas asmara subuh sambil bermain petasan di seputaran kanal kawasan Titikuning, Minggu (21/7) pagi.
A3
Waspada/Ismanto Isamail
TIM Pemko Medan menggunakan truk Sat Pol PP Kota Medan menghalau sejumlah remaja yang sedang berkumpul di pinggiran Jln. Gagak Hitam/Ringroad, Minggu (21/7) pagi.
Asmara Subuh Di Kanal Luput Dari Razia Puluhan Remaja Bermain Petasan Sambil Merokok MEDAN (Waspada): Ratusan remaja mengendarai sepedamotor tanpa mengenakan helm melakukan aktivitas asmara subuh di seputaran kanal kawasan Titikuning, Kec. Medan Johor, Minggu (21/7) pagi. Mereka bermain petasan sehingga meresahkan masyarakat dan mengganggu umat Islam yang sedang beribadah. Pantauan Waspada di lapangan, seputaran kanal di kawasan Titikuning ini mulai dipadati para remaja sekira pukul 06:00. Sebagian remaja terlihat bermain petasan. Bagi remaja yang berpasangan, mereka terlihat mengumbar kemesraan di pinggir jalan. Aktivitas asmara subuh di seputaran kanal ini luput dari razia Tim Pemko Medan dan Polresta Medan terutama Polsek Delitua. Pada hari pertama Ramadhan, hanya sedikit remaja yang mengunjungi seputaran kanal. Pada Minggu pertama Ramadhan, tidak ada aktivitas asmara subuh karena lokasi tersebut diguyur hujan. Namun Minggu kedua
Ramadhan, ratusan remaja memadati seputaran kanal. Mereka mengendarai sepedamotor tanpa helm. Bahkan ada pasangan remaja yang mengumbar kemesraan di pinggir jalan. Ada juga sejumlah remaja yang tidak berpuasa. Mereka terlihat menghisap rokok. “Saya datang bersama keponakan. Ternyata banyak orang yang datang ke kanal. Sayangnya, suasana yang semula tenang, menjadi bising karena banyak remaja yang bermain petasan,” kata Arya. Bahkan, remaja yang melakukan aktivitas asmara subuh ini kebanyakan tidak berpuasa. Mereka bermain petasan sambil merokok. “Mereka tidak berpuasa karena terlihat menghisap rokok. Api rokok itulah yang mereka gunakan untuk menyulut petasan,” kata Arya. Arya berharap pihak kepolisian dan Muspika segera bertindak tegas dengan menangkap para remaja yang bermain petasan tersebut. Ringroad Sementara itu, Tim Pemko Medan menghalau ratusan remaja yang melakukan aktivitas asmara subuh di Jln. Gagak Hitam/Ringroad, Medan Sunggal, Minggu (21/7).
Tim Pemko Medan yang menggunakan truk Sat Pol PP, mobil patroli dan mobil pemadam kebakaran menyisir sepanjang Jln. Gagak Hitam/ Ringroad. Saat melihat sekelompok remaja berkumpul di pinggir jalan, Tim Pemko Medan
mengimbaunya agar segera membubarkan diri. Setelah dua kali dilakukan patroli, suasana di Jln. Gagak HitamRingroad menjadi kondusif dan arus lalulintas terlihat lancar. “Kami tidak mau terkena razia kedua kali. Razia yang di-
gelar Sat Lantas Polresta Medan bersama Sat Res Narkoba dan Polsek Sunggal pada awal Ramadhan, telah memberikan efek jera kepada para remaja yang sering melakukan aktivitas asmara subuh,” kata Siska Dwi Putri M. (m39/m36)
Polisi TangkapTiga Pencuri Dan Perampok MEDAN(Waspada): Unit Reskrim Polsek Delitua menangkap tiga tersangka pencurian dan satu di antaranya wanita, dalam dua kasus berbeda. Ketiga tersangka yakni MY, 21, wanita pembantu rumah tangga (PRT) warga Sumatera Barat (Sumbar), FDP, 19, warga Jln. Delitua Gang Saudara, dan BDP, 38, warga Jln. Delitua Gang Setia, dijebloskan ke dalam sel tahanan Mapolsek Delitua. Informasi diterima wartawan, Minggu (21/7) menyebutkan, tersangka MY, warga Desa Cubadak, Kec. Duo Koto, Kab. Pasaman, Sumbar, ditangkap unit Reskrim Polsek Delitua karena membantu pacarnya C, 28, (buron) melakukan pencurian di rumah majikannya Suryani Serta Ulina Br Meliala,
46, di Jln. Jamin Ginting, Kec. Medan Tuntungan. Dalam aksinya, C menggondol uang Rp20 juta, perhiasan emas dan berlian yang ditaksir kerugian seluruhnya Rp200 juta. Sedangkan tersangka FDP dan BPL merampok dompet korban Arini yang saat itu mengendarai sepedamotor baru pulang belanja melintas di Jln. Stasiun Simpang Jln. Purwo, Desa Suka Makmur, Minggu (21/7) sekira pukul 14:30. Korban diikuti kedua tersangka yang juga mengendarai sepedamotor Honda Supra X 125 BK 2305 AAC yang dikemudikan FDP. Tiba-tiba dari sebelah kiri tersangka BPL yang berada di boncengan menarik dompet korban berisikan uang Rp300 ribu.
Seketika korban berteriak rampok sehingga mengundang perhatian warga di lokasi. Anggota Reskrim Polsek Delitua yang sedang melakukan patroli melintas di TKP mendengar teriakan korban langsung mengejar kedua tersangka. Akhirnya, polisi dibantu masyarakat berhasil menangkap kedua tersangka FDP dan BPL. Kapolsek Delitua AKP Wahyudi SIk didampingi Kanit Reskrim Iptu Martualesi Sitepu membenarkan penangkapan ketiga tersangka MY, BPL, dan FDP dalam dua kasus berbeda. “Saat ini ketiga tersangka ditahan di Polsek Delitua. Turut disita barang bukti sepedamotor yang digunakan kedua pelaku perampokan,” kata Wahyudi. (m40)
Waspada/ist
KETUA Umum DPN MPI Meherban Shah bersama Ketua BM MPI Montayana Meher, SH, MKn; Ketua MPI Sumut Irwan Pulungan dan Sekretaris Rusli Damanik foto bersama anak yatim piatu di Graha MPI Jln. Alfalah Medan, Sabtu (20/7) malam.
BM MPI Santuni Anak Yatim Piatu MEDAN (Waspada): Bakornas Brigade Mahasiswa (BM) Masyarakat Pancasila Indonesia (MPI) buka puasa bersama sekaligus menyantuni puluhan anak yatim piatu di Graha MPI Jln. Al Falah Medan, Sabtu (20/
7) malam Kegiatan yang diprakarsai Ketua Bakornas BM MPI Montayana Meher, SH, MKn ini, turut dihadiri Ketua Umum DPN MPI Meherban Shah; Ketua Harian DPN MPI H. Marzuki Hutasuhut; Sekjen DPN MPI Irvan, SE; Ketua DPP MPI Sumut Irwan Pulungan, SSos, MSi; Sekretaris Rusli Damanik, SE; Ketua Bakorwil BM MPI Sumut M. Endi Nasution, Ketua Bakorcab BM MPI Medan M. Ardiansyah dan Ketua DPK MPI Deliserdang Masanta Purba. Ketua Umum DPN MPI Meherban Shah dalam sambutannya mengatakan, bulan suci Ramadhan hendaknya dijadikan momentum untuk saling mengingatkan dan memperbaiki diri dengan melakukan hal yang terpuji. Karena itu, Meherban Shah memberikan apresiasi kepada BM MPI yang peduli kepada orang lain dengan melaksanakan acara berbuka puasa bersama serta menyantuni anak
yatim piatu. Pada kesempatan itu, Meherban Shah mengajak generasi muda khususnya Brigade Mahasiswa MPI agar taat peraturan, termasuk peraturan lalulintas dengan memakai helm saat mengendarai sepedamotor. “Berbuatlah sesuatu yang bisa membanggakan organisasi,” ujarnya seraya meminta BM MPI agar menjauhkan diri dari penyalahgunaan narkoba karena berpotensi menghancurkan masa depan bangsa dan negara. Sementara itu, Ketua DPP MPI Sumut Irwan Pulungan, SSos, MSi mengatakan, MPI akan terus melakukan kegiatan yang bermanfaat bagi masyarakat. Sebab, kegelisahan masyarakat akan menjadi kegelisahan MPI. “Apalagi pada bulan Ramadhan ini berbuat kebajikan dengan membantu masyarakat sangat dianjurkan dalam agama,” ujar Irwan.(m36)
Sopir Truk Mohon Pengusaha Bantu Biaya Perobatan MEDAN (Waspada): Sopir truk pengangkut pasir bernama Hikma Ramadhan, 30, warga Jln. M Basir, Lingk. XXXI, Kel. Rengas Pulau, Kec. Medan Marelan, memohon agar pengusaha galian pasir tempat korban bekerja membantu biaya perobatannya di Rumah Sakit H Adam Malik Medan. “Selama Hikma Ramadhan diopname di rumah sakit, pengusaha itu tak pernah menjenguknya, padahal adik saya itu sudah bertahun-tahun bekerja sebagai sopir truk pasir dia,” kata Maini, 33, kakak kandung Hikma Ramadhan, yang datang ke Redaksi Harian Waspada, Minggu (21/7) malam. Menurut dia, adik kandungnya itu mengalami kecelakaan lalulintas pada Rabu (4/6) di Jalan Medan-Tanjungmorawa simpang Penara, Lubukpakam, Deliserdang. Akibat kecelakaan tersebut, Hikma Ramadhan menderita patah tulang pada kedua kaki dan tangannya. Kecelakaan tersebut, saat Hikma hendak berangkat kerja sekira pukul 04:30 menuju lokasi galian pasir di sekitar Sungai Ular, Deliserdang. Karena luka parah yang dideritanya, Hikma Ramadhan dilarikan ke RS H Adam Malik dan dirawat di UGD. Ironisnya, selama dirawat di rumah sakit tersebut, sang majikan tak pernah datang membesuknya dan hanya memberikan biaya perobatan Rp4 juta. Setelah itu, tak peduli dengan kondisi buruhnya itu. “Padahal, adik saya sudah tiga kali menjalani operasi, namun majikannya itu tidak pernah datang membesuknya, sedangkan uang Rp4 juta belum cukup untuk membiayai operasi pada kaki dan tangannya itu,” tutur Maini didampingi Yapip Hakim Lubis, orang yang membantu korban selama dirawat di RS tersebut. Menurut Maini, bila pengusaha itu tidak membantu biaya perobatan adiknya maka pihaknya akan menggugat dan meminta pertanggungjawabannya sesuai prosedur hukum yang berlaku. (h04)
Medan Metropolitan A4 Tim Pemko Medan Razia Tempat Hiburan
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Bar, Biliar, Oukup Dan Warung Tuak Ditutup MEDAN (Waspada): Pemerintah Kota Medan menutup Shoot Pool Lounge & Sport Bar House Rules di Jln. Kapten Pattimura Medan, Sabtu (20/7) malam. Penutupan dilakukan karena tempat hiburan umum yang menyediakan fasilitas bar dan permainan biliar ini, kedapatan tetap membuka usahanya pada bulan suci Ramadhan. Padahal Pemko Medan telah mengeluarkan Surat Edaran Wali Kota Medan No.503/ 9150 tanggal 19 Juni 2013 perihal penutupan sementara tempat
hiburan umum pada hari besar keagamaan. Selain Shoot, Pemko juga menutup BC Biliar di Jln. Setia Budi Medan. Tempat permai-
nan biliar ini kedapatan beroperasi hingga pukul 00:30. Sementara sesuai Surat Edaran Wali Kota, fasilitas biliar hanya diperkenankan beroperasi sampai pukul 17:00 selama bulan Ramadhan. Ditempat terpisah, Pemko juga menutup Cahaya Oukup di kawasan Ringroad Medan. Oukup ini ditemukan tetap beroperasi pada bulan suci Rama-
dhan. Tim mengamankan enam wanita sebagai pekerja oukup. Keenam wanita muda yang mengaku berasal dari Pelembang dan Lampung ini, sempat bersembunyi di lantai tiga. Mereka bersama penanggungjawab oukup yang juga seorang wanita muda sempat menangis ketika tim membuat berita acara pemeriksaan. Rizkal Haryadi yang menga-
ku sebagai penanggungjawab Shoot juga tidak bisa berkelit. Dia pasrah ketika tim membuat berita acara pemeriksaan (BAP). Dalam BAP yang ditandatangani Unsur Pemko Medan, Polresta Medan, Denpom I/5 dan Dandim 0201/BS, tindakan yang diambil adalah penutupan sesuai dengan Surat EdaranWali Kota.
Oktober, Larangan Penggunaan ABT Di KIM MEDAN (Waspada): Mulai Oktober 2013, semua warga yang menempati Kawasan Industri Medan (KIM) akan diberlakukan keharusan menggunakan air bersih permukaan, sejalan dengan selesai dan beroperasinya proyek penyediaan air minum yang dikerjakan dan dikelola salah satu perusahaan
swasta yang bukan dari PDAM Tirtanadi. Dengan beroperasinya proyek penyediaan air bersih di kawasan industri yang melibatkan wilayah Kota Medan dan Kabupaten Deliserdang, di areal sekitar 514 hektare itu, dengan sendirinya penggunaan air bawah tanah (ABT) yang selama
Waspada/Ist
KADISPENDASU H Rajali SSos, MSP menyaksikan penandatanganan berita acara pengambilan sumpah/janji jabatan pada pelantikan pejabat struktural eselon IV Dinas Pendapatan Provsu.
117 Pejabat Eselon IV Dispendasu Dilantik MEDAN (Waspada): Kadispendasu H Rajali SSos, MSP, melantik 117 pejabat struktural eselon IV di lingkungan Dinas Pendapatan Provsu, di aula kantor Dispendasu Jln. SM Raja Km 5,5 Medan, Jumat (19/7). Demikian disampaikan Staf UPT Penyuluhan Dispendasu Nona Novidalisma ke Redaksi Waspada, Minggu (21/7). Rajali dalam pengarahannya mengatakan, momen ini merupakan upaya penataan struktur organisasi sejalan dengan implementasi PP No. 41 Tahun 2007 tentang organisasi perangkat daerah yang telah ditindaklanjuti dengan Perda No. 8 Tahun 2008 tentang organisasi dan tata kerja dinas-dinas daerah. “Insya Allah jika tidak ada aral melintang, juga dilantik beberapa pejabat eselon III. Dalam rangka mengisi kekosongan pejabat yang telah memasuki usia pensiun serta adanya pejabat yang mendapat promosi ke eselon II. Disamping itu pelantikan pejabat kali ini dimaksudkan untuk menghindari potensi stagnasi dan kesenjangan operasional dalam pelaksanaan tugas-tugas, terutama terkait dengan tugas dan fungsi Dispendasu,” katanya. Menurut dia, pelantikan dan mutasi jajaran pejabat pada setiap instansi pemerintah adalah bagian dari kehidupan organisasi, dalam rangka pemantapan dan peningkatan kapasitas kelembagaan. Serta merupakan bagian dari pola pembinaan karir pegawai. Ujung Tombak Dalam kesempatan itu, Rajali mengatakan, pejabat eselon IV dapat diibaratkan sebagai ‘ujung tombak’ program, artinya kebijakan suatu organisasi akan ditentukan oleh kemampuan, komitmen, integritas dan loyalitas dari para pegawai. Diharapkan senantiasa meningkatkan kemampuan dan kemauan untuk memiliki wasasan luas. “Perlu saya sampaikan bahwa saat ini kita telah melewati semester pertama tahun 2013 dengan segala dinamikanya, disamping keberhasilan pelaksanaan tugas, masih terdapat beberapa permasalahan yang membutuhkan perhatian kita bersama,” sebutnya.(m24)
ini menjadi ketergantungan warga tidak diperbolehkan lagi atau dilarang. Hal itu disampaikan Direktur Utama PT KIM (Persero) Drs Gandhi D Tambunan MSi, dalam sambutannya pada sosialisasi penyediaan air bersih di Kawasan Industri Medan yang dirangkai acara buka puasa bersama, di Ball Room Grand Angkasa International Hotel Jln. Perintis Kemerdekaan Medan, Jumat (19/7). Turut hadir dalam acara itu, antara lain Kepala Dinas Pertambangan Sumut, Kepala Badan Lingkungan Hidup Sumut yang diwakili Risma Simanjuntak, Kepala Dinas Pertambangan Deliserdang, Komisaris Utama PT KIM Nanan Farach Rachduna, H Sulben Siagian (Komisaris), Amri (Humas), dan David dari perusahaan penyedia air bersih serta undangan lain dari kawasan KIM. Sebenarnya, menurut Gandhi Tambunan, larangan untuk tidak menggunakan air bawah tanah berdasarkan Undang Undang Tahun 2009 yang dikuatkan dengan peraturan Gubsu
setahun kemudian, namun kawasan KIM baru bisa merealisasikan undang-undang itu pada tahun ini. “Permasalahannya adalah, PDAM sendiri belum mampu mendistribusikan pasokan airnya ke kawasan yang dihuni sedikitnya oleh 100 perusahaan, sehingga PT KIM mencari solusi dengan membangun penyediaan air bersih sendiri dari permukaan,” sebutnya. Kata dia, setelah melalui proses dan seleksi yang ketat, akhirnya terjalinlah kerjasama dengan pihak swasta dalam membangun dan mengelola air bersih dengan membuat bendungan dan aliran sendiri tanpa melibatkan pihak PDAM Tirtanadi. Sedangkan mengenai kualitas air bersih yang akan diresmikan Oktober mendatang, sama dan malah akan melebihi dari PDAM. Namun, harganya masih dalam pembahasan yang minimal sama dengan tarif air dari perusahaan Tirtanadi. Sementara itu, Kepada Dinas Pertambangan Deliserdang menyambut baik dengan akan beroperasinya proyek Penyedia-
an Air Bersih di KIM karena tahun ini semua izin air bawah tanah untuk perusahaan yang berada di sana sudah habis masa berlaku (mati), dan tidak akan diperpanjang lagi karena sudah ada perusahaan air minum pengganti. Kepala Dinas Pertambangan Sumut diwakili Ir S Sembiring dan Kepala BLH Sumut diwakili Rismawati Simanjuntak mengaku, pihaknya terus menerus memonitor perkembangan air bawah tanah. Malah dari jumlah pengguna air bawah tanah, kawasan KIM tercatat paling besar angkanya, yakni 58 persen, dan sisanya terpecah-pecah di berbagai tempat dan daerah di Sumut. Sementara ketersedian air tawar di bawah tanah hanya 3 persen dan jauh lebih kecil dengan cadangan air asin yang jumlahnya mendominasi 97 persen. “Apabila pengunaan air bawah tanah tidak dibatasi, dikhawatirkan akan terjadi penurunan permukaan tanah (bumi) sehingga rawan bencana seperti longsor, banjir dan lainnya,” tuturnya. (m22)
Kecanggihan KNIA Harus Diimbangi Infrastruktur MEDAN (Waspada): Kecanggihan Bandara Kualanamu Internasional Airport (KNIA), bandara terbesar ketiga di Indonesia, setelah Soekarno Hatta dan Denpasar Bali, harus dapat diimbangi infrastruktur jalan dan jembatan menuju kesana. “Seperti jalan bebas hambatan sangat mendesak, akibat pergerakan penumpang dari hari ke hari terus meningkat ke KNIA,” kata Dr Capt. Anthon Sihombing (foto), anggota Komisi IV DPR RI membidangi Badan Anggaran (Banggar), sehubungan soft operasional KNIA 25 Juli 2013, kepada Waspada, di Bandara Polonia Medan menjelang bertolak ke Jakarta, Sabtu (20/7). Hal itu, kata anggota DPR RI asal Sumut, dalam APBN-P 2013 untuk sektor infratruktur, pemerintah mengucur dana lagi cukup besar. Seperti perbaikan Jalan Pantura menjelang lebaran menghabiskan dana lebih kurang Rp1,2 triliun. “Kita di Sumut jadi iri melihat jalan di Pulau Jawa. Misalnya Jalan P Siantar arah Perdagangan, Tapanuli Utara, bahkan Aek Lotung tidak selesai-selesai dikerjakan. Padahal, yang namanya Menteri Pekerjaan Umum (PU) hanya ada di Indonesia dan Nigeria, di negara lain di
bawah Menteri Perhubungan,” ujarnya. Menurut Anthon, saat ini pemerintah sedang mengucurkan dana Program Pembangunan Infrastruktur Pedesaan (PPIP) sebesar Rp250 juta setiap pedesaan di Indonesia. Ini dana masyarakat yang dikembalikan kepada masyarakat untuk pembangunan pedesaan, bukan dana Parpol dan DPR. “DPR hanya menyetujui dana itu untuk pembangunan pedesaan dalam upaya mendukung penanggulangan kemiskinan pedesaan dan berupaya menciptakan serta meningkatkan kualitas kehidupan masyarakat,” sebutnya. Namun, pihaknya mendengar dana tersebut sudah dipangkas lebih kurang 20 hingga 25 persen. “Ini harus diusut oleh aparat penegak hukum.
Dana itu bukan untuk kepentingan politik, namun pembangunan pedesaan,” tuturnya. Sebagai contoh, kata Anthon, Sumut terkenal kekayaannya dari hasil perkebunan, namun dana bagi hasil hingga saat ini belum jelas. Seperti PTPN 3, tahun 2012 keuntungan Provit lebih kurang Rp1,25 triliun, yang disumbangkan melalui Pemprovsu hanya lebih kurang Rp855 juta, sedikit sekali. Belum lagi dana bagi hasil PTPN 2 dan perkebungan swasta lainnya sebenarnya besar sekali. Kecuali dana bagi hasil dari Tembakau Deli yang sudah terealisasi, namun dia belum tahu persis jumlahnya. “Sebaiknya, Gubsu Gatot Pujo Nugroho segera mengajukan surat dana bagi hasil PTPN-PTPN di Sumut untuk pembangunan daerah, khususnya bidang infrastruktur agar ekonomi rakyat meningkat,” kata dia. Anthon Sihombing menyatakan keheranannya melihat infrastruktur jalan di Sumatera Utara, tambal sulam tidak ada yang baru. Kesannya, kinerja PU di Sumut hasilnya negatif, kalaupun membangun jalan cepat rusak dibandingkan kontraktor Korea membangun jalan tahan selama 8 tahun lebih. (m32)
Setelah itu, tim bergerak menyisiri pinggiran kota. Mulai dari Jln. Jamin Ginting, kemudian memasuki Jln. Ngumban Surbakti. Ketika melewati Lapo Tuak Pa Dame, suara musik terdengar sangat deras. Tim langsung berhenti dan mendatangi lapo tuak tersebut dan menindaknya. Pemilik warung yang merupakan wanita paruh baya berjanji tidak akan melanggarnya lagi. Tidak jauh dari tempat itu, tim juga mendapati Lapo Tuak milik Nainggolan juga menyungguhkan live musik untuk menarik pengunjung. Meski pemilik berhasil menyembunyikan peralatan keyboard, namun tim menemukan tiga mic dalam kondisi aktif. Pemilik warung minta maaf dan berjanji tidak akan menyungguhkan live musik lagi. Saat memasuki Jln. Setia Budi, tim melihat Oukup Setia Budi beroperasi. Begitu diperik-
sa, sejumlah wanita yang bekerja di tempat tersebut, melarikan diri dari belakang dan hilang di kegelapan malam. Kemudian tim memerintahkan oukup tersebut ditutup. Di dekat lokasi tersebut, tim juga menemukan Lapo Tuak lainnya. Kepada tim, pemilik warung mengaku tidak tahu ada larangan menggunakan live musik selama bulan Ramadhan. Tim kemudian memperlihatkan surat edaran dan kemudian memberi peringatan agar tidak mengoperasikan live musik. Masih di seputaran Jln. Setia Budi, tim mendapati BC Biliar beroperasi sampai pukul 00:30. Alasan penanggungjawab yang mengaku bernama Sihotang, mereka belum menerima surat edaran Wali Kota. Tim selanjutnya membuat BAP dan menutup tempat itu. Sedangkan pemiliknya diminta datang ke Kantor Disbudpar pada Senin (22/7).
Tindak tegas PltWali Kota Medan Dzulmi Eldin mengatakan, Disbudpar harus menindak tegas tempat hiburan yang melanggar aturan. Pihaknya mengakui masih ada tempat hiburan umum yang melanggar surat edaranWali Kota Medan terkait penutupan sementara tempat hiburan umum pada hari besar keagamaan. “Seluruh pemilik tempat yang kita temukan tetap beroperasi telah berjanji tidak akan membuka usahanya hingga berakhirnya bulan Ramadhan. Masing-masing pemilik tempat hiburan umum yang didapati buka, kita panggil untuk membuat surat pernyataan di Kantor Disbudpar Medan. Jika mereka kedapatan beroperasi kembali, maka tempat usahanya langsung ditutup selamanya,” ujar Eldin seraya menambahkan, pihaknya terus melakukan pengawasan hingga bulan Ramadhan berakhir.(m50)
KAHMI Medan Buka Puasa Bersama Anak Yatim Piatu MEDAN (Waspada): Pengurus Korps Alumni HMI (KAHMI) Medan dan Forhati (Forum Alumni HMI-Wati) Cabang Medan, menggelar buka puasa bersama dan bakti sosial di Sekretariat Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Medan Jln. Adinegoro No. 51 Medan, Sabtu (20/7) malam. Ketua Majelis Daerah KAHMI Medan drg Muhammad Sahbana menjelaskan, kegiatan buka puasa bersama dan menyantuni anak yatim piatu tersebut sebagai bentuk kepedulian sosial KAHMI Medan terhadap warga sekitar. Selama ini, KAHMI Medan ikut dalam aktivitas sosial seperti pembelaan terhadap masjid-masjid yang akan dan telah dirubuhkan. Ke depan, KAHMI akan membantu perjuangan masyarakat lainnya di berbagai sektor. “KAHMI Medan berkomitmen mengagendakan kegiatan sosial,” ujar Sahbana. Ustadz Ahsanul Fuad, SH dalam tausiyahnya mengatakan, seandainya seluruh pemimpin di negeri ini adalah orang-orang yang bertaqwa, maka negeri ini sudah makmur dan tidak banyak rakyatnya yang miskin. “Kenaikan BBM jelas menyengsarakan rakyat. Kalau pemimpin negeri ini bertaqwa, maka tidak menaikkan harga BBM karena dampaknya telah menyengsarakan rakyat,” jelas Ustadz Ahsanul Fuad. Sementara itu, Ketua Presidium Forhati Cabang MedanYenni Susanti Siregar menjelaskan,
selain melakukan kegiatan amal, Forhati Cabang Medan juga menggelar beberapa rangkaian perlombaan untuk tingkat anak-anak yakni azan, hafalan ayat suci Alquran dan pembacaan puisi. Ada juga kegiatan bagi kaum wanita (ladies lifeskill) yakni pelatihan jilbab gaul dan pelatihan merangkai aksesoris. Bakti sosial ini dilatar belakangi semangat melakukan kegiatan amal yang lebih bermanfaat terutama bagi masyarakat di sekitar Jln. Adinegoro Medan. “Selain kegiatan amal, kegiatan ini juga didesain untuk meningkatkan skill bagi para kaum wanita yang bertema beauty of charity,” tutur Yenni Susanti Siregar. Untuk ladies lifeskill, lanjut Yenni, peserta mendapat pelatihan merangkai aksesoris dan pelatihan hijab modern. Acara tersebut diakhiri dengan shalat Tarawih dan diskusi Ramadhan dengan pembicara Ahmad Taufan Damanik. MAN 2 Model Pada hari yang sama, dewan guru MAN 2 Model mengadakan buka puasa bersama dengan para murid di Aula MAN 2 Model Medan Jln. Pancing. Ustadz Drs. Gulmat Nasution dalam tausiyahnya menjelaskan, bulan suci Ramadhan merupakan sarana pesta amal. Sebab, di bulan suci ini, kita banyak membaca Alquran, gemar memberi dan menjaga lisan.(h04)
Waspada/Andi Aria Tirtayasa
KETUA Majelis Daerah KAHMI Medan drg. Muhammad Sahbana memberi santunan kepada 50 anak yatim piatu pada acara berbuka puasa bersama pengurus KAHMI Medan dan Forhati Medan di sekretariat HMI Jln. Adinegoro, Sabtu (20/7).
APTISI Bangga Atas Kebersamaan Di Yayasan Sari Mutiara Keluarga Besar USM Indonesia Buka Puasa Bersama MEDAN (Waspada): Keluarga Besar Yayasan Sari Mutiara terus menjalin kebersamaan antara mahasiswa, staf dan pegawai, dosen serta warga sekitar Universitas Sari Mutiara (USM) Indonesia dan RSU Sari Mutiara. Hal ini diwujudkan dalam buka puasa bersama di Kampus USM Indonesia Jln. Kapten Muslim Medan, Kamis (18/7). Bagi yayasan, rasa kebersamaan ini harus terus dijalin, karena kebersamaan adalah kunci keberhasilan. Bahkan, perbedaan agama, suku dan lainnya menjadi modal sosial USM Indonesia untuk membangun masyarakat. “Keberagamaan dalam Keluarga Besar Yayasan Sari Mutiara ini menjadi keunggulan kita,” kata Badan Pengurus HarianYayasan Sari Mutiara Parlindungan Purba, SH, MM dalam sambutannya pada acara buka puasa tersebut. Keluarga BesarYayasan Sari Mutiara, lanjut Parlindungan, ingin selalu berbuat yang terbaik untuk masyarakat.“Keberadaan kita untuk masyarakat. Berbuka puasa ini juga untuk mempererat tali silaturahmi antara staf, dengan masyarakat sekitar,” ujar Parlindungan.
Bangga Sementara itu, Ketua Asosiasi Perguruan Tinggi Swasta (APTISI) Sumut Bahdin Nur Tanjung mengatakan, buka puasa bersama ini merupakan tradisi positif dari yayasan. Ini membuktikan USM Indonesia tidak melihat atau berpihak hanya dari satu sisi agama, namun memberi kesempatan kepada seluruh dosen dan mahasiswa yang ada di USM Indonesia ini untuk beraktivitas menjalankan kegiatan keagamaannya masing-masing. “Inilah salah satu ciri-ciri perguruan tinggi yang maju. APTISI yakin, ini menjadi kemajuan Indonesia khususnya Sumut untuk mendidik anak bangsa berpikir rasional dan nasional dalam membangun bangsa dan negara tanpa terikat dengan kepentingan-kepentingan sebagian suku, agama dan lainnya,” tegas Bahdin. APTISI semakin bangga dengan hadirnya USM Indonesia, karena menambah kekuatan modal pendidikan bagi generasi muda Indonesia. “Hari demi hari, USM Indonesia menunjukkan kiprahnya dengan berbagai program yang banyak diminati masyarakat,” terangnya.
Mutiara Yang Jujur Dalamtausiyahnya,H.Anwar Nur Siregar menuturkan, puasa merupakan kebutuhan umat manusia dan sudah berlaku sejak para zaman nabi-nabi terdahulu. “Semua umat beragama yang menerima wahyu dari Allah pasti menjalankan puasa,” imbuhnya. Puasa, lanjutnya, merupa-
kan bukti bahwa manusia itu beriman dan percaya atau tidak kepada Allah. “Dengan berpuasa berarti kita mengakui keberadaan Allah SWT, Tuhan yang menciptakan kita, memberi kebutuhan kita, menyayangi dan mengasihi kita dan lainnya,” ujar Anwar. Dengan berpuasa, akan
muncul kesalehan sosial karena Ramadhan menyatukan kita semua pada titik lapar pada semua strata,kelompok,jabatandanlainnya.“Semua orang akan merasakan sama pada bulan Ramadhan yakni lapar. Sehingga, terjadi kesalehan sosial,” ungkapnya. Selain kesalehan sosial, lanjutnya, dengan berpuasa menjadikan seseorang memiliki rasa sosial yang tinggi. “Rasa sosial
Waspada/Mursal AI
REKTOR USM Indonesia DR. Dra. Ivan Elisabeth Purba, MKes memberi santunan kepada 45 anak yatim piatu dari Kelurahan Dwikora Kec. Medan Helvetia, Kamis (18/7).
orang akan lebih peka pada bulan Ramadhan ini. Maka, selesai berpuasa akan muncul mutiaramutiara yang jujur, intelektrual, dan rasa sosial yang tinggi.” Acara diakhiri dengan makan dan shalat Maghrib bersama. Santuni Pada acara buka puasa tersebut, 45 anak yatim piatu dari Kelurahan Dwikora Kec. Medan Helvetia diundang dan
diberi santunan oleh Yayasan Sari Mutiara Medan. “Buka puasa ini merupakan buka puasa pertama setelah STIKes Mutiara Indonesia menjadi USM Indonesia,” kata Ketua Panitia Surya Anita, SKM, MKes. Sebelum menjadi USM Indonesia, lanjutnya, buka puasa bersama ini rutin dilakukan setiap tahun sebagai wujud kebersamaan. “Tema buka bersama
ini adalah ‘Mari Kita Eratkan Tali Silaturahmi,” tambahnya. Turut hadir Ketua Yayasan Sari MutiaraWashington Purba, Rektor USM Indonesia DR. Dra. Ivan Elisabeth Purba, MKes, Wakil Rektor I Asima Sirait,Wakil Rektor II Idawati Purba, Wakil Rektor III Karnirius Harefa, Wakil Rektor IV Elizabeth, ST, MM, Ketua Aptisi Sumut Bahdin Nur Tanjung. (h02)
Waspada/Mursal AI
BADAN Pengurus Harian Yayasan Sari Mutiara Parlindungan Purba (kiri) saat buka puasa bersama di USM Indonesia, Kamis (18/7).
Medan Metropolitan
WASPADA Senin 22 Juli 2013
1060 Botol Miras Disita MEDAN (Waspada): Meski saat ini masih bulan suci Ramadhan, namun banyak penjual minuman keras (miras) tanpa izin di wilayah hukum Polsek Medan Area yang membuka usahanya di siang hari. Pada Operasi Pekat Toba 2013 yang digelar, Sabtu (20/7) sekira pukul 16:00, petugas Reskrim Polsek Medan Area mengamankan 1060 botol minuman keras dari tiga kios grosir milik K. Silalahi, M. Silaban, dan T. Manurung, yang berada di Jln.
AR Hakim dan Jln. HM. Joni, Kec Medan Area. “Razia ini untuk memberikan kenyamanan dan keamanan kepada warga terlebih dalam bulan suci Ramadhan. Setiap warungkecilmaupungrosir,tidak diperbolehkan untuk menjual minum-minuman keras,” ujar Kapolsek Medan Area Kompol Rama S Putra didampingi Kanit Reskrim Iptu Agus Prasaja. Dijelaskan Kapolsek, penggerebekan kios grosir penjual miras tersebut, berdasarkan adanya laporan masyarakat yang resah atas maraknya pere-
Jadwal Penerbangan Di Bandara Polonia Pukul
daran minuman keras yang secara terang-terangan di bulan Ramadhan. Petugas Polsek Medan Area turun ke lokasi dan langsung melakukan penggerebekan di kios grosir tersebut. Setelah dilakukan penyitaan, miras dari berbagai merek terkenal tersebut dibawa dengan dua mobil ke Polsek Medan Area untuk diamankan. Di tempat terpisah, Minggu (21/7), petugas Reskrim Polsek Medan Area meringkus empat pecandu narkoba yang sedang menggelar pesta sabu-sabu di dua lokasi berbeda. Diri salah satu rumah di Jln. Denai Gang VII, Kec. Medan Area, ditangkap tersangka RH, 22, dan Fit, 30, berikut barang bukti satu paket plastik sabu, satu bong alat isap sabu, 5 pipa kaca pakai dot. 4 mancis, 1 bungkus pipet plastik, 5 handphone, dan 1 timbangan elektrik. Sedangkan dalam penggerebekan di Jln. Tanggukbongkar VIII, Kec. Medan Denai, polisi meringkus dua remaja berinisial ESS, 18, dan DPS, 16, berikut barang bukti satu paket plastik berisi sabu-sabu dan satu bong alat isap sabu. (h04)
Staf Anggota Komisi III DPR RI Dirampok MEDAN (Waspada): Tas sandang milik staf anggota Komisi III DPR RI Ervina Theresia Purba SH, dirampok dua pelaku mengendarai sepedamotor ketika korban menumpang becak bermotor (bettor) melintas di Jln. Iskandar Muda simpang Jln. Abdullah Lubis Medan. “Korban Ervina, penduduk Jln. Pintu Air IV, Medan Johor, menderita kerugian tas sandang warna coklat abu-abu merek Marie Claire berisikan tiga handphone yakni Blackberry Torch, Nikia E63, Samsung Galaxy Tab S2 10, dompet berisikan KTP, kartu ATM BNI, ATM Bank Mandiri, kartu kredit BNI dan lainnya,” kata sumber di lapangan, Minggu (21/7) sore. Menurut sumber, perampokan itu terjadi Jumat (19/7) malam pukul 21:30, saat korban baru pulang dari Carefour menumpang betor hendak menuju ke rumahnya. Ketika melintas di Jln. Iskandar Muda simpang Jln. Abdullah Lubis, tasnya dirampok dua pelaku mengendarai sepedamotor Yamaha Mio les putih merah. Korban Ervina lalu meminta pengemudi betor melakukan pengejaran terhadap pelaku yang masih remaja tanpa memakai helm. Namun, pengejaran yang dilakukan tidak berhasil. Kapolsek Medan Baru Kompol Nasrun Pasaribu SIK, SH mendapat informasi kasus perampokan terhadap korban staf Komisi III DPR RI langsung menurunkan personelnya dipimpin Iptu Handres AMd, IK, SH, dibantu Panit Reskrim Ipda Sehat Tarigan SH. Setiba di lokasi kejadian, petugas mengumpulkan berbagai informasi dari warga, korban, dan pengemudi betor. Berdasarkan penyelidikan, polisi mengamankan dua pria abang beradik dari rumah kos berikut sepedamotor Yamaha Mio les putih merah. “Sepedamotor itu dibawa karena sesuai keterangan korban Ervina bahwa kendaraan itu yang digunakan pelaku,” kata Kanit Reskrim Polsek Medan Baru Iptu Handres. Namun, kata dia, kedua abang adik itu usai menjalani pemeriksaan dipulangkan karena belum ada unsur dan bukti yang kuat keterlibatan mereka. (m36)
No. Penerbangan Ke Flight
Pukul
Tiba Dari
Flight
GARUDA INDONESIA 1 Jakarta GA-181 2 Jakarta GA-183 3 Jakarta GA-185 4 Jakarta GA-187 5 Jakarta GA-189 6 Jakarta GA-191 7 Jakarta GA-193 8 Jakarta GA-147 9 Jakarta GA-195 10 Banda Aceh GA-142 11 Banda Aceh GA-14.6 12 Banda Aceh GA-278 13 Pekanbaru GA-276 14 Batam GA-272 15 Palembang GA-266 16 Batam GA-270 17 Padang GA-262 18 Penang GA-802 19 Penang GA-804
05.20 08.45 10.30 11.55 13.55 15.55 17.55 18.45 19.55 09.45 14.50 06.10 09.55 13.20 06.00 10.40 14.50 06.05 13.55
Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Banda Aceh Banda Aceh Banda Aceh Pekanbaru Batam Palembang Batam Padang Penang Penang
GA-180 GA-182 GA-184 GA-186 GA-146 GA-188 GA-190 GA-192 GA-196 GA-143 GA-147 GA-279 GA-277 GA-273 GA-267 GA-271 GA-263 GA-803 GA-805
08.00 09.45 11.10 13.20 14.20 15.10 17.10 19.10 22.00 13.10 17.55 08.45 12.40 19.45 09.55 14.05 20.50 08.30 16.25
CITILINK 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Batam 5 Batam
QG-831 QG-833 QG-835 QG-880 QG-882
8.40 18.50 20.05 10.00 14.20
Jakarta Jakarta Jakarta Batam Batam
QG-830 QG-832 QG-834 QG -881 QG-883
08.05 09.05 09.35 13.15 17.55
AIR ASIA 1 Kuala Lumpur 2 Kuala Lumpur 3 Kuala Lumpur 4 Kuala Lumpur 5 Penang 6 Penang 7 Kuala Lumpur 8 Baangkook 9 Bandung 10 Surabaya 11 Bandung 12 Banda Aceh 13 Pekanbaru
QZ-8050 QZ- 8054 AK- 1351 AK-1355 QZ-8072 AK-5837 AK-1357 QZ-8084 QZ-7987 QZ-7611 QZ-7981 QZ-8022 QZ-8028
06.05 11.20 08.00 17.25 10.40 18.30 21.25 17.00 08.25 11.35 17.10 11.00 07.00
Kuala Lumpur Kuala Lumpur Kuala Lumpur Kuala Lumpur Penang Penang Kuala Lumpur Bangkok (2,4,6) Bandung Surabaya Bandung Banda Aceh Pekanbaru
QZ-8051 QZ-8055 AK-1350 AK-1354 QZ-8073 AK-5836 AK-1356 QZ-8085 QZ-7986 QZ-7610 QZ-7980 QZ-8023 QZ-8029
08.30 10.55 07.35 17.00 16.30 18.15 21.05 29.55 05.35 11.10 19.55 13.20 10.30
LION AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Jakarta 4 Jakarta 5 Jakarta 6 Jakarta 7 Jakarta 8. Jakarta 9 Jakarta 10 Jakarta 11 Jakarta 12 Jakarta 13 Jakarta 14 Penang 15 Penang 16 Jakarta 17 Jakarta 18 Jakarta 19 Jakarta 20 Jakarta 21 Surabaya 22 Surabaya 23 Banda Aceh 24 Jakarta
JT- 211 JT- 381 JT- 397 JT- 207 JT- 301 JT- 395 JT- 303 JT- 215 JT-201 JT- 387 JT-399 JT-383 JT-385 JT-1282 JT-1288 JT-205 JT-203 JT-219 JT-309 JT-209 JT-0970 JT-972 JT-396 JT-305
0545 06.45 07.50 08.40 10.00 11.00 11.50 12.25 12.50 13.50 15.20 15.50 17.00 08.05 13.35 2010 18.00 20.40 19.10 21.00 07.00 12.55 12.15 18.30
Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Penang Penang Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Jakarta Surabaya Surabaya Banda Aceh Jakarta
JT-380 JT-300 JT-394 JT-302 JT-214 JT-200 JT-204 JT-398 JT-382 JT-384 JT-202 JT-212 JT-396 JT-1283 JT-1289 JT-206 JT-208 JT-386 JT-308 JT-218 JT-971 JT-973 JT-397 JT-210
08.20 09.20 10.20 11.10 11.40 12.10 13.10 14.40 15.10 16.20 17.20 17.50 19.45 10.25 15.55 9.20 18.25. 21.05 22.20 23.20 12.15 16.00 07.05 07.20
DIREKTUR Bisnis dan Syariah Bank Sumut H Zeinilhar menyerahkan sebagian dana zakat pegawai Bank Sumut kepada Ketua BAZNAS Sumut Drs H Amansyah Nasution pada acara berbuka puasa bersama di Lantai 10 Kantor Pusat Bank Sumut di Medan.
MALAYSIA 1 Kuala Lumpur 2 Kuala Lumpur
MH-861 MH-865
09.40 15.45
Kuala Lumpur Kuala Lumpur
MH-860 MH-864
08.50 15.00
Kasus Pembobolan ATM
SILK AIR 1 Singapura 2 Singapura
Polresta Medan Periksa 10 Saksi
MI-233 MI-237
08.40 20.35
Singapura Singapura
MI-232 MI-238
07.50 19.50
VALUAIR 1 Singapura (2.4,7) VF-282 2 Singapura (1,3,6) VF-284 3 Singapura (Jumat)VF-282
10.35 18.30 09.45
Singapura (2.4.7) VF-281 Singapura (1,3,6) VF-283 Singapura (Jumat)VF-281
09.55 17.40 09.05
SRIWIJAYA AIR 1 Jakarta 2 Jakarta 3 Batam 4 Pekanbaru 5 Pekanbaru 6 Banda Aceh 7 Penang 8 Padang
SJ-015 SJ-011 SJ-035 SJ-043 SJ-041 SJ-010 SJ-102 SJ-021
13.25 15.55 16.50 10.20 17.20 12.50 07.20 16.00
Jakarta Jakarta Batam Pekanbaru Pekanbaru Banda Aceh Penang Padang
SJ-010 SJ-016 SJ-034 SJ-042 SJ-040 SJ-011 SJ-103 SJ-020
11.00 16.20 14.55 11.50 15.45 14.20 09.50 14.10
FIRE FLY 1 Subang 2 Penang 3. Penang
FY -3413 FY- 3403 FY- 3407
14.35 10.55 18.20
Subang Penang Penang
FY-3412 FY-3402 FY-3406
14.05 10.35 17.55
07.30 11.45 18.50
Singapura Jakarta Jakarta
RI-862 RI-093 RI-097
08.00 12.00 19.30
MANDALA AIRLINE 1 Jakarta RI-092 2 Singapura RI-861 3. Jakarta RI-096
Jadwal Perjalanan Kereta Api No KA
Nama KA
Kelas
Dari
Tujuan
Berangkat
U.28 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan RantauPrapat U30 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.32 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.34 Sri Bilah Eks/Bisnis Medan Rantau Prapat U.27 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.29 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.31 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U.33 Sri Bilah Eks/Bisnis Rantau Prapat Medan U35 Sri Lelawangsa Ekonomi Tebing Tinggi Medan U36 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Tebing Tinggi U37 Sireks Ekonomi Siantar Medan U38 Sireks Ekonomi Medan Siantar U.39 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.40 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U.41 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.42 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U.43 Putri Deli Ekonomi Tanjung Balai Medan U.44 Putri Deli Ekonomi Medan Tanjung Balai U45 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U46 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U47 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U48 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U49 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U50 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U51 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U52 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U53 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U54 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U55 Sri Lelawangsa Ekonomi Binjai Medan U56 Sri Lelawangsa Ekonom Binjai Medan U57 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai U58 SriLelawangsa Ekonomi Binjai Medan U59 Sri Lelawangsa Ekonomi Medan Binjai Reservasi Tiket KA Medan (061-4248666)
08.17 10.47 15.46 22.50 08.45 15.20 17.10 23.55 05.36 18.17 06.25 14.27 07.55 06.57 13.20 13.12 19.00 16.57 05.45 05.00. 07.15 06.30 09.15 08.30 11.35 10.00 14.30 12.30 16.15 17.45 17.00 21.30 20.10
Datang
13.57 16.00 21.16 03.52 14.04 20.43 22.11 05.09 07.53 20.38 10.22 18.15 12.52 11.28 17.55 17.36 23.20 21.35 06.14 05.29 07.44 06.59 09.44 08.59 12.04 10.29 14.59 12.59 16.44 18.14 17.29 21.59 20.39
Waspada/Andi Aria Tirtayasa
KANIT Reskrim Polsek Medan Area Iptu Agus Prasaja memperlihatkan minuman keras dari berbagai merk yang disita saat menggelar Operasi Pekat Toba 2013.
Pegawai Bank Sumut Himpun Dana Zakat Rp12,77 M MEDAN (Waspada): Para pegawai Bank Sumut mulai dari kantor pusat, cabang, cabang pembantu hingga kantor kas sampai saat ini terhitung sejak 2007 hingga Juni 2013 telah menghimpun dana zakat sebesar Rp12.773.904.967. Dana tersebut mereka sisihkan 2,5 persen dari masingmasing gaji mereka setiap bulan guna disalurkan kepada yang berhak menerimanya, sesuai
tuntunan ajaran Islam dan telah disalurkan sekitar Rp10.940. 183.200 sehingga posisi dana zakat yang masih ada hingga Juni 2013 Rp1.833.721.767. Direktur Bisnis dan Syariah Bank Sumut H Zeinilhar pada acara berbuka puasa bersama dengan jajaran pegawai Bank Sumut di Lantai 10 Kantor Pusat Bank Sumut di Jln. Imam Bonjol Medan, Jumat (19/7) sore, memberikan apresiasi dan rasa
Waspada/Amir Syarifuddin
MEDAN (Waspada): Reskrim Polresta Medan telah melakukan pemeriksaan terhadap 10 orang saksi dalam kasus pembobolan dua mesin ATM di Swalayan Maju Bersama Jln. Tritura Medan. “10 orang saksi terdiri dari pihak pengamanan, manajemen Maju Bersama, dan pihak Bank sudah kita lakukan pemeriksaan,” kata Kasat Reskrim Kompol Jean Calvijn Simanjuntak, Minggu (21/7). Menurut dia, selain memintai keterang saksi, pihaknya sudah menyita CCTV yang berada dilokasi kejadian sebagai bahan penyelidikan atas pembobolan ATM tersebut. Mengenai keterlibatan orang dalam kasus ini, kata Calvijn, masih dalam penyelidikan.
“Masih kita dalami dengan melakukan pemeriksaan saksisaksi,” ujarnya. Ditanya apakah pelaku pembobol ATM ini merupakan sindikat antarprovinsi yang sering beraksi selama ini, Calvijn tidak mau berspekulasi.”Belum sampai kesitu arah penyelidikan kita,” sebutnya. Dia menjelaskan, sudah ada gambaran dan tempat yang dicurigai sebagai tempat pelarian pelaku yang diduga masih berada didalam kota. “Ada beberapa tempat yang kita curigai didalam Kota Medan ini dan saat ini masih kita cari keberadaannya,” tuturnya. Diberitakan sebelumnya, sekawanan perampok bersenpi membobol dua mesin ATM di Swalayan Maju Bersama, Sabtu
bangga atas komitmen pegawai Bank Sumut yang beragama Islam. Rasa bangga itu karena pegawai secara ikhlas dan penuh ketakwaan menyisihkan dana 2,5 persen dari gajinya setiap bulan untuk dihimpun pada dana zakat. Menjelang berbuka puasa, H Zeinilhar selaku pengundang atau tuan rumah pada acara ini bersama Direktur Umum HM Yahya menyerahkan penyaluran sebagian dana zakat para pegawai itu. “Syukur Alhamdulillah program ini berjalan baik. Tentang zakat semua pegawai dengan ikhlas mengikuti program ini,” ujarnya pada acara yang dihadiri komisaris dan unsur-unsur strategis maupun mitra kerja lainnya serta Ketua BAZNAS Sumut Drs H Amansyah Nasution. Semua dana yang dihimpun melalui Lembaga Amil Zakat (LAZ) Bank Sumut sangat bermakna bagi mereka yang membutuhkannya. “Yakin dan percayalah semakin banyak kita mengeluarkan zakat, maka Insya Allah kita semua akan semakin sejahtera,” ujarnya. Acara berbuka puasa bersama diisi shalat Maghrib, Isya, Tarawih dan shalat Witir berjamaah di Masjid Al Falah Lantai 10 Gedung Bank Sumut yang pembacaan ayat-ayat suci Alquran serta ceramah agama. Pada
(20/7). Menurut karyawan yang bertugas di manajemen Pasar Swalayan Maju Bersama, berdasarkan rekaman CCTV, perampokan itu terjadi sekitar pukul 02:39 WIB. Kawanan perampok melumpuhkan empat penjaga malam sebelum beraksi. Keempatnya diikat dan dilakban pada bagian mata dan mulut setelah ditodong dengan senjata api. Usai melakukan aksinya, para pelaku terlihat kabur melalui gerbang depan. Polisi yang datang ke lokasi langsung melakukan olah TKP dan menyisir sekitar lokasi pasar swalayan. Beberapa orang yang dicurigai diamankan dan dikumpulkan di halaman Supermarket MajuBersamauntukdiinterogasi. Anjing pelacak dari jenis
acara ini LAZ Bank Sumut kembali menyalurkan zakat pegawai dimaksud yang diserahkan langsung oleh para direksi dan komisaris didampingi pengurus LAZ Bank Sumut. Dana Zakat disalurkan kepada fakir miskin masing-masing melalui Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Daerah Sumatera Utara sebesar Rp100. 000.000, Badan Amil Zakat Daerah (BAZDA) Kota Medan sebesar Rp25.000.000, Yayasan Baitul Makmur Sejahtera Medan sebesar Rp20.000.000 dan bantuan kepada para muallaf melalui Ustadz H Waldemar Ghazali Pasaribu sebesar Rp5.000.000. Program penyaluran ini merupakan program rutin setiap bulan Ramadhan. Selain penyaluran zakat melalui BAZNAS Sumut dan Bazda Kota Medan serta yayasan lain, LAZ Bank Sumut juga menyalurkan zakat dalam bentuk lainnya di antaranya pemberian bantuan kepada fakir miskin melalui seluruh cabang PT Bank Sumut, pemberian bantuan kepada khadam/ penjaga masjid melalui seluruh cabang PT Bank Sumut dan pemberian bantuan kepada fakir miskin langsung melalui LAZ PT Bank Sumut. Selama bulan Ramadhan 1434 H LAZ PT Bank Sumut menyalurkan dana zakat sebesar Rp780.500.000.(m28)
Belgian Melanoise pun didatangkan dan dilepas di lokasi itu. Setelah melacak ke sekitar lokasi, anjing bernama Zig itu menyerang dan menggigit salah satu pria yang diamankan. Meski berkali-kali tidak mengaku, laki-laki itu pun langsung diamankan dan dibawa polisi. Polisi juga membawa empat petugas keamanan ke Mapolsek Patumbak. “Lelaki yang digigit anjing masih sebagai saksi,” ujar Calvijn. Polisi juga mengamankan barang bukti berupa lakban, tali, dan ransel. “Mereka menggunakan mesin las dan kita berupaya menggabungkan modus-modus yang sama dalam perampokan lainnya. Soal angka kerugian belum bisa saya sampaikan,” katanya. (m39)
MPI Nilai Ada Hak Napi Tidak Terpenuhi Nyatakan Prihatin Atas Kerusuhan Lapas Tanjunggusta MEDAN (Waspada): Masyarakat Pancasila Indonesia (MPI) menyatakan prihatin atas kerusuhan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas I Tanjunggusta hingga menyebabkan ratusan narapidana melarikan diri. Ketua Harian Dewan Pimpinan Nasional (DPN) MPI H. Marzuki Hutasuhut didampingi Ketua Umum Dewan Pimpinan Provinsi (DPP) MPI Sumut Irwan Pulungan, S.Sos, MSi, menilai adanya hak asasi manusia (HAM) para penghuni Lapas yang tidak terpenuhi. Dalam hal ini, lanjut Marzuki, listrik yang padam sejak subuh hingga petang serta tidak tersedianya air untuk kebutuhan mandi dan shalat, telah
memancing emosi para penghuni Lapas. “Meski berstatus sebagai warga binaan, namun mereka juga manusia yang mempunyai hak asasi untuk melaksanakan ibadah. Ketika listrik padam dan air tidak tersedia, maka mereka merasa diperlakukan tidak adil dan MPI juga menilai hal itu tidak adil,” ujar Marzuki kepada wartawan di Graha MPI Jln. Alfalah No. 888 Medan, Sabtu (20/7). Yang paling mengejutkan, kata Marzuki, kinerja Menkumham terkesan lambat. Sebab, Presiden SBY baru menerima laporan tentang kerusuhan Lapas Klas I Tanjunggusta sekira 10 jam setelah peristiwa tersebut. Ini merupakan teguran
keras yang bisa berakibat pencopotan jabatan Kepala Lapas Klas I Tanjunggusta, pimpinan PDAM Tirtanadi dan Kanwil PLN. “Rangkaian peristiwa ini harus menjadi contoh bagi pejabat pemerintah yang lain agar benar-benar menjalankan tugasnya sesuai tanggungjawab dan jabatannya,” tegas Marzuki. Kinerja PLN Pada kesempatan itu, Marzuki menyoroti kinerja PLN yang melakukan pemadaman listrik pada bulan suci Ramadhan. “Apakah PLN menganggap arus listrik tidak diperlukan umat Islam untuk melaksanakan shalat dan aktivitas keagamaan lainnya,” ujar Marzuki. MPI meminta agar Guber-
A5
nur Sumatera Utara agar memberi teguran keras kepada Kanwil PLN sehingga tidak mempermainkan hak dan kebutuhan rakyat, terutama pada bulan suci Ramadhan. “Jangan sampai rakyat marah dan mengambil tindakan sendiri. Jadilah pemimpin yang amanah. Artinya, bila sudah berjanji kepada rakyat, maka laksanakanlah janji tersebut,” ujarnya. Marzuki menegaskan bahwa MPI murni menyuarakan serta membela hak dan kepentingan rakyat. “MPI berbuat apa adanya dan bukan karena ada apanya. Hal ini sesuai dengan arahan Ketua Umum DPN MPI Meherban Shah,” demikian Marzuki.(m25)
Tewas Ditikam 11 Liang MEDAN(Waspada):AlexPurba,35,wargaJln.PelitaII,DesaTengah, Kec. Pancurbatu, tewas dengan luka tikaman 11 liang di Dusun III, Desa Bandar Baru, Kec. Sibolangit, Sabtu (20/7) malam.Tak jauh dari mayat korban, petugas menemukan sebilah pisau berwarna kuning. Informasi diterima wartawan menyebutkan, peristiwa terjadi sekira pukul 23:00. Sebelumnya korban Alek dengan mengendarai sepedamotor milik temannya berangkat dari Desa Derek menuju ke kos-kosan di Desa Bandar Baru hendak menemui seseorang. Setibanya di tempat kejadian perkara (TKP) korban bertemu sekelompok orang salah satunya berinisial RI. Belum diketahui sebabnya, terjadi pertengkaran antara korban dengan sekelompok orang tersebut. Di saat itulah korban ditikam secara membabi-buta oleh orang yang ditemuinya itu. Akibatny, korban tewas bersimbah darah dengan luka tikam 11 liang disekujur tubuhnya. Warga yang mengetahui kejadian itu, langsung menghubungi petugas kepolisian. Petugas Polsek Pancurbatu bersama tim forensik Polresta Medan yang tiba di lokasi melakukan olah TKP. Selanjutnya mayat korban di evakuasi ke RSUP H Adam Malik Medan untuk keperluan autopsi. Kapolsek Pancurbatu Kompol Darwin Sitepu PB SH, saat dikonfirmasi membenarkan kejadian pembunuhan tersebut. Menurutnya, korban diduga dibunuh oleh orang yang dikenalnya. “Hasil pemeriksaan sementara, korban datang ke kos-kosan itu bertemu seseorang berinisial RI dan sekelompok orang lainnya. Tiba-tiba pria yang ditemuinya itu berdebat dengannya dan dilanjutkan dengan perkelahian. Karena kalah jumlah korban ditikami sebanyak 11 kali hingga tewas ditempat,” ujarnya. (m40)
PLN Tidak Peka Keinginan Masyarakat MEDAN (Waspada): Pemadaman listrik saat bulan Ramadhan terus terjadi tiap tahunnya. Hal ini membuktikan, bahwa Perusahaan Listrik Negara (PLN) tidak peka terhadap keinginan hati umat muslim yang sedangkan menjalankan ibadah di bulan Ramadhan. “Malam hari umat Islam melaksanakan shalat Tarawih, tadarus, zikir dan lainnya. Jadi kalau PLN padamkan listrik pada malam hari, itu sama artinya PLN tidak peka kepada umat Islam yang melakukan ibadah di bulan Ramadhan ini,” kata Direktur Indonesian Constitutional (Icon) Watch Razman Arif Nasution (foto), Minggu (21/7). Menjelang bulan Ramadhan, kata dia, PLN terus berjanji pemadaman bergilir akan berakhir sebelum atau sesudah tujuh hari memasuki bulan Ramadhan. “Mana janjinya? Hingga sekarang masyarakat Sumut masih merasakan pemadaman listrik. Saya menduga PLN telah melakukan kriminalisasi dengan slogan yang dianggap palsu oleh masyarakat Sumut,” ujarnya. Selain itu, akibat pemadaman listrik itu sejumlah sektor vital mengalami kerugian. “Banyak industri yang dirugikan dari pemadaman ini. Begitu juga dengan sektor rumah tangga atau perkantoran banyak peralatan elektronik yang rusak, serta terganggunya pelayanan publik,” tuturnya. Razman mengingatkan, jika PLN tidak peka dengan ini dikhawatirkan akan muncul konflik sosial sebagai wujud dari ketidakpuasan masyarakat. “Tiga tahun lalu, bahkan ada kantor PLN yang dibakar massa gara-gara terjadi pemadaman saat Ramadhan, ini terjadi di Mandailing Natal. Jangan sampai kondisi ini menjadi pemicu,” sebutnya. Menurut dia, saat ini pihak PLN bukan lagi dianggap melayani masyarakat, akan tetapi masyarakatlah yang akan meladeni pihak PLN. Karena, pihak PLN dinilai telah mempermainkan dan menipu masyarakat Sumut dengan melakukan upaya kebohongan publik. “Menteri BUMN Dahlan Iskan juga harus bertanggung jawab atas kejadian pemadaman listrik bergilir di Indonesia khususnya Sumatera Utara. Tidak hanya itu, Gubernur Sumut Gatot Pujo Nugroho juga pernah menyatakan, bahwa urusan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara dalam upaya untuk menjamin tidak adanya pemadaman listrik sudah tidak ada lagi. Sebab, sejumlah perizinan dan juga kajian yang diperlukan untuk pembangunan pembangkit listrik seluruhnya sudah selesai diproses oleh pihak terkait. Tapi faktanya, pernyataan itu hanya isapan jempol belaka. (cwan)
A6
WASPADA, Senin, 22 Juli 2013
Tingkatkan Kasih Sayang MEDAN (Waspada): Dosen Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Sumut Dr Muzakkir mengatakan, di bulan suci Ramadhan 1434 H hendaknya umat Islam menjalani ibadah puasa dengan penuh keikhlasan, penuh keimanan menuju ketakwaan. “Untuk menjadi insan yang bertakwa kita wajib meningkatkan rasa kasih sayang kepada sesama manusia, meningkatkan amal shaleh dan berbagi pada anak yatim dan keluarga miskin. Sebaik-baiknya manusia adalah yang berguna dan bisa menggembirakan orang lain,’’ ujarnya pada acara berbupa puasa di kediaman dinas Kapolda Sumut Irjen Pol. Syarief Gunawan di Jln. Walikota, Medan, Jumat (19/7). Menurutnya, menebarkan kasih sayang merupakan perintah Alquran dan hadits Nabi Muhammad SAW, berbagi pada anak yatim dan kaum dhuafa, Allah dan malaikat mendoakan mereka yang berkasih sayang antar-sesamanya. “Di bulan suci ini kita membersihkan hati,
menghilangkan sifat dendam, dengki, jangan susah melihat orang lain senang, senang melihat orang lain susah.” Tak lupa Muzakkir memaparkan kisah kehidupan orang miskin yang mengadu ke Tuhan karena sudah tidak tahu mau mengadu ke mana lagi. Dia berkirim surat, sehingga petugas pos pusing bagaimana mengantarkannya. Pada akhirnya surat diberikan ke kantor polisi. Oleh pak polisi surat dibuka karena isinya menceritakan hidupnya yang susah maka oleh komandan polisi diperintahkan membawa uang membantunya. “Sayangnya setelah uang diserahkan, si miskin bukannya berterima kasih, tapi curiga, jangan-jangan uang yang diberikan Tuhan tidak sebesar yang
Kajian Tafsir Alquran
Asmaullah (Nama-nama Tuhan) Oleh Achyar Zein Hanya milik Allah asma’ al-husna (nama-nama yang baik), maka bermohonlah kepada-Nya dengan menyebut asma’ al-husna itu dan tinggalkanlah orang-orang yang menyimpang dari kebenaran dalam (menyebut) nama-nama-Nya. Nanti mereka akan mendapat balasan terhadap apa yang mereka kerjakan. (Q.S. al-A’raf ayat 180) Kata al-asma’ bentuk jama’ dari kata ism yang diartikan ke dalam bahasa Indonesia dengan “nama”. Menurut al-Jurjani dalam kitabnya al-Ta’rifat bahwa “nama” terbagi kepada dua, yaitu nama yang menunjukkan tentang hakikat sesuatu seperti “Zayd” atau nama yang menunjukkan sifat sesuatu seperti “ilmu”. Ketika kata al-asma’ dimajemukkan kepada lafaz Allah, maka maknanya adalah“nama-nama Tuhan”. Berdasarkan pernyataan hadits Rasulullah bahwa jumlah nama-nama Tuhan sebanyak 99 yang disebut al-asma’ al-husna kecuali lafaz Allah. Adanya pembagian nama sebagaimana dikemukakan alJurjani, maka asmaullah berjumlah 99 itu lebih tepat dipahami sebagai sifat Tuhan. Alasan lain sebagai sifat karena kata “Allah” tidak termasuk ke dalamnya, dan bahkan nama-nama ini disebut dengan milik Allah (lillah). Alquran hendak menunjukkan bahwa al-asma’ al-husna adalah nama sifat-sifat Allah, bukan nama bagi Zat-Nya. Oleh karena itu nama-nama Allah yang disebutkan di dalam Alquran adalah sebagai “pengantar” untuk mengenal Allah dalam arti sesungguhnya. Imam al-Mawardi dalam tafsirnya al-Nukat wa al-‘Uyun mengutip salah satu pendapat bahwa asmaullah adalah metode mengenal Tuhan. Maksudnya melalui sejumlah nama-nama Tuhan ini jika dipelajari dengan benar dan mendalam akan memunculkan pengetahuan tentang esensi dan eksistensiTuhan. Oleh karena itu pada penggalan ayat di atas menyebutkan bahwa boleh berdoa kepada Allah menggunakan salah satu di antara nama-nama-Nya, seperti ya Rahman, ya Rahim dan lain-lain. Karena semua nama yang baik adalah milik Allah semata dan tidak ada satu makhluk pun yang berhak menyandangnya. Ketika asmaullah dinyatakan sebagai milik Allah, maka dipahami tidak boleh memberikan nama kepada siapapun secara langsung menggunakan salah satu asmaullah. Penggunaan asmaullah boleh dilakukan jika dimajemukkan dengan kata lain seperti ‘Abd al-Rahman, Mujib al-Rahman dan sebagainya. Pesan tauhid dari asmaullah ini adalah ungkapan yang menunjukkan tentang esensi dan eksistensi Tuhan di hadapan makhluk. Melalui ungkapan ini diharapkan agar makhluk dapat mengetahui tentang Tuhan dengan segala sifat kesempurnaan dan kemuliaan-Nya agar ibadah yang dilakukan benar-benar murni kepada-Nya.
Ru b r i k Ta n y a Ja w a b M U I K Koo t a M e d a n
Meninggalkan Shalat Saat Berpuasa Oleh : Drs. Kiai Muhyiddin Masykur (Sekretaris Bidang Fatwa MUI Kota Medan) Tanya: Assalamu’alaikum, al Ustadz, bagaimanakah nilai puasa seseorang jika ketika berpuasa tidak mengerjakan ibadah wajib yang lain seperti sholat? Wassalam, Wahyudin, Tembung Jawab: Shalat salah satu rukun Islam dan tiang agama (imad ud-din) barang siapa yang menegakkannya (melaksanakannya) berarti menegakkan agama. Sebaliknya barang siapa meninggalkannya secara tidak langsung dia telah merobohkan agamanya sendiri. Shalat fardhu lima waktu itu tidak boleh ditinggalkan dalam segala situasi (kecuali apabila hilang akalnya atau ada halangan). Orang yang meninggalkan shalat karena tidak meyakini wajibnya melakukan shalat, maka orang tersebut dihukumi murtad (keluar dari agama Islam). Orang yang meninggalkan shalat karena malas dan dia beriktikad akan wajibnya melakukan shalat maka dianggap melakukan dosa besar. Sebagaimana sabda Rasulullah Saw dalam hadits: “Janji antara kita dan mereka ialah shalat, maka siapa yang meninggalkan shalat kafirlah dia”. (H.R Ahmad dan Ash Habus Sunan). Sehubungan dengan ibadah puasa yang sedang dilakukan, orang yang berpuasa juga harus memelihara seluruh anggota tubuhnya dari perbuatan dosa dan hal-hal tidak berguna. Dengan begitu menjadi sempurna dan bersih puasanya. Berapa banyak orang berpuasa bersusah payah disebabkan lapar dan dahaga, tetapi membiarkan anggota tubuhnya terjerumus dalam kemaksiatan, maka jadi rusaklah puasanya. Sabda Rasulullah Saw. Pada prinsipnya, meninggalkan maksiat dan dosa menjadi kewajiban bagi orang berpuasa dan orang tidak berpuasa. Akan tetapi orang yang berpuasa lebih wajib, lebih dituntut memelihara diri dari maksiat dan dosa. Setelah memerhatikan bahwa meninggalkan shalat fardhu merupakan kemaksiatan dan dosa besar, maka dapat dikemukakan bahwa puasanya orang yang meninggalkan shalat fardhu tetap sah bila telah memenuhi syarat dan rukunnya. Namun pahalanya akan berkurang atau gugur karena melakukan kemaksiatan dengan meninggalkan shalat fardhu. Wallahu’alam.
disampaikan polisi,’’ ujar Muzakkir menceritakan si miskin yang pikirannya selalu berburuk sangka (suudzon) ,dan tak tahu
berterima kasih. Maka, selama Ramadhan dan sesudahnya, bersihkan hati dan jauhkan sifat dengki iri dan
suudzon, karena Allah membenci sifat-sifat itu. Hadir dalam acara tersebut, Pangdam I/BB Mayjen TNI
Burhanuddin Siagian, Sekdaprovsu Nurdin lubis dan jajaran Muspida plus, para ulama dan masyarakat. (m03)
Tim Safari Ramadhan BPC HIPMI Bantu Masjid Jami’ Teladan MEDAN (Waspada): Badan Pengurus Cabang Himpunan Pengusaha Muda (BPC HIPMI) Kota Medan menyerahkan bantuan perlengkapan alat shalat ke Masjid Jami’ Teladan, berlokasi di simpang Jln. Gembira, Kel. Teladan Barat, Kec. Medan Kota, Sabtu (20/7) usai shalat zuhur. Bantuan berupa ambal, kain sarung dan mukena serta uang tali asih diserahkan Ketua BPC HIPMI Kota Medan Afif Abdillah, SE kepada Sekretaris BKM Masjid Jami’ Teladan HM Joyo di dampingi wakilnnya Selamat Riyadi. Ini merupakan rangkaian Safari Ramadhan BPC HIPMI Medan ke masjid-masjid. Afif Abdillah berharap bantuan itu bermanfaat. “Ini merupakan hasil swadaya para pengurus HIPMI Medan, semoga bermanfaat bagi jamaah masjid,” ujar dia datang bersama Ketua III BPC HIPMI Medan HM Nezar Djoeli, ST, Sekretaris Rio Adrian Sukma, SH, MKn, Wakil Bendahara Ibnu Syawal, SE dan Wakil Sekretaris BPD HIPMI Sumut Hendy. Bantuan ini, kata Afif, sebagai wujud kepedulian pemuda yang berhimpun di HIPMI Medan untuk memakmurkan masjid. Selain itu, kegiatan amal lainnya juga dilakukan HIMPI di luar bulan Ramadhan. “Kalau bulan Ramadhan kita menyalurkan
Mencuri Air DR. HM. Jamil, MA (Dosen Fak. Syari’ah dan Pascasarjana IAIN-SU/ Ketua Umum MUI Binjai)
Waspada/Ist
KETUA BPC HIPMI Medan Afif Abdillah (kanan) menyerahkan bantuan ke Masjid Jami’ Teladan, diterima Sekretaris BKM HM Joyo, Sabtu (20/7). bantuan ke masjid-masjid, sedangkan di luar Ramadhan membantu anak yatim piatu dan anak dari warga kurang mampu. Rangkaian kegiatan ini kita sebut HIPMI Medan Peduli dan Berbagi,” kata dia. Sekretaris HIPMI Kota Me-
(21/7) dinihari. Baksos dan Sahur On The Road digelar atas kerjasama Mabua Harley Davidson (MHD) Medan serta Harley Owners Group (HOG)NorthSumateraChapters. Kegiatan diawali touring sekitar 50 rider anggota HDCI Sumut
Waspada/Armansyah Th
KETUA HOG Sumut Doddy ikut memberi tali asih kepada anakanak yatim dan kaum duafa.
dan Rio Adrian Sukma menambahkan, kegiatan tersebut akan menjadi agenda rutin HIPMI Medan di setiap bulan Ramadhan, begitu juga kegiatan amal lainnya. Sedangkan Sekretaris BKM Masjid Jami’ Teladan HM Joyo
menyampaikan terima kasih kepada HIPMI Medan, karena bantuan ambal shalat sangat dibutuhkan, mengingat sebagian ambal yang lama sudah tidak layak pakai. “Semoga bantuan ini mendapat balasan setimpal dari Allah Swt,” kata dia.(m27)
yang start dari MHD-Medan di Jln. S. Parman menuju Belawan, yakni kediaman H Syailendra Damanik, anggota HDCI Sumut yang juga tokoh masyarakat Belawan di Jln. TM Pahlawan sebagai lokasi buka puasa bersama, dibarengi pemberian tali asih dan takjil berbuka kepada anak yatim dan kaum duafa. Hadir disana, Ketua HOG Sumut Doddy, Ketua HDCI Medan Meilanta Bangun, Ketua HDCI Deliserdang Apin BK, Ketua MPC Pemuda Pancasila Medan Boyke Turangan, para anggota HDCI di antaranya Kombes Pol. Andreas Kusmaedi, AKBP Endang, Camat Belawan dan lainnya. Ketua HOG Sumut Doddy menyebutkan, touring dibarengi Buka Pasa Bersama dan Sahur On The Road merupakan bagian dari agenda klub di bulan Ramadhan. “Kita ingin berbagi dan bersilaturahmi di bulan yang
penuh berkah ini. Harapan kita semoga kehadiran HDCI, HOG dan MHD Medan, dapat dirasakan mafaatnya bagi warga sekitar,” kata Doddy. Sedangkan Sahur On The Road dimulai dengan touring dari Belawan pada Minggu (21/ 7) dinihari menuju Panti Asuhan Bani Adam, Jln. Mangaan, Panti Asuhan Mamiyai, Jln. Bromo dan Panti Asuhan Al Washliyah, Jln. Pinangbaris. Di tiga panti asuhan ini para rider yang mewakili HDCI, MHD Medan dan HOG Sumut menyerahkan masing-masing 100 nasi kotak.Wakil Sekretaris HDCI Sumut Ationg Usman mengatakan, pekan lalu HDCI juga menggelar touring baksos di dua panti asuhan di Tanjungpura, Langkat. “Sabtu (27/7) malam nanti HDCI juga menggelar touring baksos mengunjungi pos-pos polisi yang berada di Medan dan sekitarnya,” kata dia.(m47)
Safari Ramadhan Ulama
“Saya mengajak semua pejabat teras Kodam I/BB untuk menjalin komunikasi dengan tokoh-tokoh agama, ini sesuai dengan harapan masyarakat Sumatera Utara,” kata Pangdam. Pimpinan rombongan H Amhar Nasution mengatakan pentingnya membangun hubungan yang harmonis antara umara dan ulama, kemitraan yang sinergis dalam memperkuat pertahanan Negara. “TNI adalah milik rakyat, apa yang terbaik bagi rakyat maka terbaik bagi TNI,” kata dia. Hikmah pertemuan dengan Pangdam I/BB salah satunya silaturrahim memanjangkan umur, merendahkan rezeki, menjalankan Sunnah Tullah.
Iman bercerita kepada Waspada tentang sejarah masjid itu. “Dahulu di kawasan ini masih berupa ladang penduduk dan perkebunan milik PTPN. Masyarakat masih sedikit yang tinggal di daerah ini, hanya sekitar enam rumah saja,” kata dia. Namun tidak lama kemudian karena adanya proyek pembangunan Jalan Tol Bandar Selamat, maka masyarakat mulai berduyun-duyun menempati wilayah ini. “Kampung ini dulu masih ladang dan perkebunan. setelah rencana jalan tol dibangun, maka banyak masyarakat datang dan menempati kampung ini,” sebutnya lagi. Terkait masjid, karena kapasitas mushallah sudah tidak mencukupi menampung jamaah yang semakin bertambah, apalagi masjid jauh dari daerah ini maka para sesepuh dan masyarakat sepakat membangun Masjid Raya Miftahul Iman. Akhirnya dilakukanlah swadaya untuk membangun masjid. Masyarakat bahu-membahu mendirikan masjid ini. Bangunan masjid raya dibuat dengan bentuk sederhana, namun
Ta n ya Ja w a b K Koo n s u l t a s i Z a k a t
Diasuh oleh :
Waspada/Ist
TOKOH agama, ulama KH Amiruddin, MS, KH Zulfiqar Hajar, Lc beserta Pangdam I/BB Mayjen TNI Burhanuddin Siagian (tengah), ustadz Drs H Amhar Nasution, MA, H. Arbie Ganie usai silaturrahim di ruang kerja Pangdam I/BB, belum lama ini. Acara diakhiri doa oleh KH Zulfiqar Hajar pimpinan pesantren Jabal Noor, yang pada Rabu
(17/7) dikunjungi oleh Pangdam I/BB. (m24)
Masjid Raya Miftahul Iman Butuh Renovasi MASJID Raya Miftahul Iman terletak di Jln. Panglima Denai, Kel. Denai, Kec. Medan Denai dibangun para sesepuh tokoh Denai pada masa itu, salah satunya mbah Marsan. Bersama sesepuh lainnya, beliau membangun masjid dibantu warga sekitar. Pada 1983 mulailah peletakan batu pertama di masjid itu. Dahulu masjid ini sebuah mushallah atau langgar berukuran 6x6 meter per segi yang dibangun pada 1950. Mushallah berada di antara kebun-kebun yang dikuasai PTPN pada masa itu. Di daerah Denai ketika itu masih jarang terdapat masjid, jika ada masyarakat harus berjalan jauh untuk mendapatkannya. Seiring waktu, jamaah masjid dan tokoh masyarakat Denai sepakat mendirikan sebuah masjid agar masyarakat tidak perlu jauh-jauh jika ingin shalat berjamaah di masjid. Maka dipilihlah mushallah tersebut untuk dijadikan sebuah masjid raya. H Zulqoddah Desopang, MAg mantan Ketua Kenaziran BKM Masjid Raya Miftahul
“Dan apakah orang-orang kafir tidak mengetahui bahwasanya langit dan bumi itu keduanya dahulu adalah suatu yang padu, kemudian kami pisahkan antara keduanya, dan dari air kami jadikan segala sesuatu yang hidup. Maka mengapakah mereka tiada juga beriman? (QS. AlAnbiya’: 30) Banyak fungsi air bagi kehidupan, khususnya bagi kesehatan manusia. Di antaranya membentuk sel-sel baru, memelihara dan mengganti sel yang rusak, melarutkan dan membawa nutrisi, oksigen dan hormon ke seluruh sel tubuh yang membutuhkan. Melarutkan dan mengeluarkan sampah serta racun dari dalam tubuh, katalisator dalam metabolisme tubuh, pelumas bagi sendi-sendi, juga menstabilkan suhu tubuh dan lain sebagainya. Air juga dibutuhkan untuk minum, mandi dan mencuci. Air bisa didapatkan secara alami dengan menggali sumur, tetapi sejalan perkembangan zaman air telah dikelola oleh badan yang disebut PDAM (Perusahaan Daerah Air Minum), salah satu unit usaha milik daerah yang bergerak dalam distribusi air bersih. PDAM terdapat di setiap provinsi, kabupaten dan kotamadya di seluruh Indonesia. PDAM merupakan perusahaan daerah sebagai sarana penyedia air bersih yang diawasi dan dimonitor oleh aparat-aparat eksekutif maupun legislatif. Perusahaan air minum yang dikelola negara secara modern sekarang ini sudah ada sejak jaman Belanda pada 1920an dengan nama Waterleidings, kemudian pada masa Jepang dinamai Suido Syo. Maka, air yang dimaksud tulisan ini adalah air yang telah dikelola secara profesional, dengan aturan-aturan baku, termasuk biaya pemasangan dan penyalurannya. Mengambil air yang telah dikelola ini dengan cara curang, baik dengan merekayasa meteran air, mengambil dari pipa saluran utama tanpa sepengetahuan perusahaan atau lainnya adalah pencurian yang diharamkan. Allah berfirman: “Laki-laki yang mencuri dan perempuan yang mencuri potonglah tangan keduanya (sebagai) pembalasan bagi apa yang mereka kerjakan.(QS. Al-Maidah: 38). Air yang dicuri tentunya tidak akan pernah berkah, dan fungsinya seperti yang telah disebutkan di atas tidak akan efektif.
Ustadz H Muhammad Nuh (Dewan Syari’ah LAZ Peduli Ummat Waspada)
Tokoh Agama Kunjungi Pangdam I/BB MEDAN (Waspada): Membangun kebersamaan dan keutuhan Negara Kesatuan RI kita harus membina persatuan dan kesatuan dari seluruh elemen masyarakat, terutama tokohtokoh agama, termasuk mengokohkan kedaulatan bangsa. Demikian Pangdam I/BB Mayjen TNI Burhanuddin Siagian ketika menerima tokohtokoh agama di Sumut, di Makodam I/BB Jln. Binjai Medan, belum lama ini. Tokoh agama yang hadir antara lain, Buya KH Amirruddin, MS, ustadz Drs H Amhar Nasution, MA, KH Zulfiqar Hajar, Lc dan pengurus kenaziran Masjid Aceh Sepakat Mengkara Medan H Arbi Ganie.
PEMATANGSIANTAR (Waspada): Safari Ramadhan Kantor Kementerian Agama Pematangsiantar tahun ini membantu dana Rp2 juta kepada setiap masjid dan mushallah yang dikunjungi, termasuk beberapa bantuan lainnya. Rombongan Safari Kemenag Pematangsiantar dipimpin kepala kantor (plt) H Maranaik Hasibuan, SAg,MA diikuti para staf. Jadwalnya mengunjungi empat masjid dan tiga mushallah. Masjid dan mushallah yang dikunjungi sengaja dipilih yang berada di daerah pinggiran yang memang memerlukan perhatian. Bantuan yang diberikan menurut Staf khusus Kakan Kemenag Muksin Power, Minggu (21/7), selain uang juga gula putih 10 kg ditambah bubuk teh dan bubuk kopi serta Alquran dan buku-buku bacaan agama. Dana yang digunakan untuk bantuan ke rumah ibadah bersumber dari dana zakat profesi 2,5 persen per tahun dari 97 pegawai dan guru beragama Islam di kantor Kemenag Pematangsiantar. (crap)
Fiqih Ramadhan Perkotaan
Buka Bersama Dan Sahur On The Road HDCI Sumut MEDAN (Waspada): Komunitas klub motor besar Harley Davidson Club Indonesia (HDCI) Sumut menggelar touring dan bakti sosial (Baksos) berupa Buka Puasa Bersama dan Sahur On The Road, Sabtu (20/7) malam hingga Minggu
Masjid, Mushallah Terima Rp2 Juta
Waspada/Marwan
MASJID Raya Mifatahu Iman terletak di Jln Panglima Denai Kel. Denai Kec. Medan Denai. Masjid ini dahalu dibangun oleh para sesepuh tokoh Denai pada masa itu, kini masjid ini akan segera dibangun kembali dengan bangunan yang baru. bangunannya cukup luas sehingga terkesan megah dan bisa menampung sekitar 300 jamaah. Selain itu, di areal masjid terdapat sebuah madrasah yang dibangun bersamaan dengan di dirikannya masjid. Masjid ini juga mempunyai fasilitas lengkap pada masanya, apalagi masjid cukup luas untuk menampung para jamaah. Namun kini masjid semakin terasa sempit, karena bertambahnya jumlah penduduk di kawasan itu. Selain itu, bangunannya juga sudah tua perlu direno-
vasi. Maka, para BKM Masjid Raya Miftahul Iman mengharapkan bantuan umat muslim agar berpartisipasi menyumbang dana ataupun materi bangunan demi membangun rumah Allah Swt tersebut. Masjid ini akan segera dibangun kembali dengan bangunan baru, serta penamabahan kapasitas masjid yang kini sudah tidak mampu lagi menampung para jamaah. Jika masjid ini selesai maka bisa menampung sekitar 1.000 jamah lebih. *Afli Yarman
LAYANAN JEMPUT ZAKAT (Khusus Kota Medan):0812 6200 6967 Pembayaran ZIS Via Bank Zakat, Infak/Sedekah An. Dompet Dhuafa An. Dompet Dhuafa BNI Syari’ah 300.300.3144 BNI Syari’ah 300.300.3155 An. Peduli Ummat Waspada An. Peduli Ummat Waspada Bank Mandiri 106.0002203803 BSM 006.000832.1 Bank Sumut Syariah 611.01.04.000024.0 BMI 211.00002.15 BSM 006.002240.7 BMI 211.00044.15 BRI 069301000055309
Zakat Fitrah Dibayar Orang Lain Tanya: Assalamu’alaikum Wr.Wb. Saya merantau dari desa untuk menuntut ilmu di kota. Biasanya biaya hidup saya dikirim setiap bulannya. Pada bulan Ramadhan seperti ini ada kewajiban zakat fitrah. Apakah saya membayar sendiri zakat fitrah saya atau boleh dibayarkan orang tua saya di kampung ? Terima kasih atas tanggapan Ustadz. (Maimun, Medan) Jawab: Wa’alaikumussalam Wr.Wb. Rasulullah Saw menjelaskan bahwa orang yang keluar dari rumahnya untuk menuntut ilmu, maka ia sedang berada di jalan Allah sampai ia kembali ke rumahnya. Bisa dibayangkan kalau saudara pulang setahun sekali ke kampung, maka di sepanjang tahun saudara berada di jalan Allah. Semoga Allah melimpahkan keberkahanNya. Amin. Zakat fitrah adalah zakat yang menjadi kewajiban setiap individu Muslim. Imam Ahmad dan Abu Daud meriwayatkan, Rasulullah Saw bersabda: “Bayarkanlah zakat fitrah satu sha’ gandum atau bur dari setiap manusia, anak-anak atau orang dewasa, merdeka atau hamba sahaya, kaya atau faqir, laki-laki atau perempuan. Jika kamu sekalian kaya maka Allah akan mensucikannya, dan jika kamu faqir maka Allah akan mengembalikannya dengan yang lebih banyak daripada yang diberikannya”. Jadi setiap Muslim berkewajiban membayar zakat fitrah. Jumhur Ulama’ tidak memberikan persyaratan kecuali : (1) Islam; (2) Ukuran kewajiban zakat fitrah itu adalah adanya kelebihan dari makanannya dan makanan orang yang wajib ia nafkahi pada hari dan malam hari raya...(Fiqh Zakat, DR Yusuf Qardhawi). Zakat fitrah dibayarkan orang tua di kampung atau bayar sendiri di Medan, tidak ada masalah, yang penting ditunaikan. Apalagi anak kecil tidak mungkin bayar zakat fitrah dari miliknya sendiri, tentu orang tua yang membayarkannya. Zakat fitrah sebagai ibadah maliyah (berupa harta) dapat ditunaikan oleh siapa saja atas nama atau untuk kewajiban seseorang. Wallahu a’lam.
Nusantara
WASPADA Senin 22 Juli 2013
A7
Terkait Virus Corona
BERKAH RAMADHAN
Kemenkes Diminta Koordinasi Dengan WHO Dan Arab Saudi JAKARTA (Waspada): Anggota Komisi IX DPR Poempida Hidayatulloh meminta Kementerian Kesehatan segera berkoordinasi dengan WHO dan pemerintah Arab Saudi terkait merebaknya Virus Corona Middle East Respiratory Syndrome (MERS) di Arab Saudi.
Waspada/Dianw
RUMAH Makan Mie Aceh Seulawah di kawasan Bendungan Hilir, Jakarta tidak pernah sepi pengunjung meski Ramadhan. Tampak Hj Fatimah (kanan), pemilik RM Seulawah.
RM Mie Aceh Seulawah
Ramadhan, Pelanggan Bertambah BULAN puasa tidak menghalangi Rumah Makan Mie Aceh Seulawah untuk tetap meriah reeki. Pelanggan setia makanan khas Aceh tetap melangkahkan kaki untuk makan di tempat saat berbuka puasa. Bahkan pesanan untuk berbuka puasa di rumah atau untuk acara-acara khusus tetap mengalir. “Berkah Ramadhan buat usaha kami. Cita rasa khas Aceh di Seulawah malah bertambah semarak pembelinya,” tutur Fatimah, 71 tahun, sang pemilik RM Aceh Seulawah, saat disambangiWaspada di rumah makannya di kawasan Bendungan Hilir (Benhil), Jakarta Pusat, Sabtu (20/7). Padahal, belasan makanan khas Aceh yang disajikan bercita rasa pedas. Tapi, menurut Fatimah, justru makanan-makanan pedas seperti Mie Aceh menjadi favorit langganan. “Mereka tidak perduli pedas, tetap saja dicari,” kata Fatimah, ibu tiga anak dan nenek dari sejumlah cucu ini. Otomatis, omset Fatimah selama Ramadhan tidak berkurang sedikitpun. Bahkan katanya, lebih banyak dari biasanya. Ada berbagai jenis makanan dan minuman yang jadi menu favorit di RM Seulawah.
Ada ikan kayu, ikan hiu, nasi briani (semacam nasi goreng kebuli), roti jala kuah kari, bebek gulei, kue timpan, teh tarik dan kopi tarik es timun dan tentu saja jagoannya, Mie Aceh. “Tapi kalau puasa begini, kami buatkan kanji rumbi. Itu bubur beras yang rasanya gurih karena dicampur santan dan bumbu khas mirip kari India. Pokoknya nikmat rasanya,” kata Fatimah, ditemani menantunya, Eva. Fatimah yang lahir di Pidie, memulai bisnis rumah makannya sejak 17 tahun lalu. Isteri anggota TNI ini bertekad memajukan terus usaha kulinernya sebagai warisan kepada anak cucu. “Saya juga bangga sebagai orang Aceh. Kuliner Aceh sangat beragam dan kaya rempah. Dengan berusaha seperti ini, saya dapat ikut serta melestarikan budaya Aceh lewat makanan khasnya,” tandas nenek yang ramah ini. Usaha Fatimah tidak sia-sia. Kini, rumah makan miliknya telah jadi langganan kedatangan orang-orang penting. Artis, pejabat dan tokoh-tokoh terkenal pernah makan dan menjadi pemesan makanan khas Aceh yang setia di rumah makannya. (dianw)
Waspada/Dianw
YARNO, pelukis asal Sumatera, bersama lukisannya di stand Galeri Apik di L12 Bazaar Art, Pacifik Place Jakarta.
Yarno, Melukis Kegelisahan Alam JAKARTA (Waspada): Kegelisahan manusia pada kondisi lingkungan yang semakin mengkhawatirkan tertuang dalam sebagian besar lukisan Yarno. Pria kelahiran Pagar Alam, Sumatera Selatan yang sempat mengenyam bangku kuliah di Institut Seni Indonesia (ISI) Yogyakarta ini, menggoreskan dengan kuat alam bawah sadarnya tentang pemanasan global yang mengancam manusia. “Saya tidak dapat berbuat lain, selain menuangkan kegelisahan saya pada alam semesta yang semakin panas ini,” kata Yarno, yang sejak remaja sudah tinggal di Yogyakarta. Alhasil, sebanyak sembilan lukisan Yarno dipamerkan kepada kolektor benda-benda seni dalam ajang Bazaar Art Jakarta 2013 yang berlangsung di hotel Ritz Carlton, kawasan SCBD, Jakarta Selatan 18-21 Juli 2013. Berada di bawah manajemen Galeri Apik, Yarno sudah lebih dari dua kali mengikuti ajang pameran tahunan Bazaar Art. Rahmat, Direktur Galeri APIK, selalu promotor Yarno menyebutkan, karya pelukis Yarno merupakan karya terbaru yang dihasilkan sepanjang 2012-2013. Karya-karya yang diberi judul antara lain blueforest, fisherman, factory life , fire front dan reborn tersebut intinya merupakan ekspresi kegelisahan seorang Yarno terhadap dampak industrialisasi terhadap lingkungan. “Lukisan-lukisan tersebut sekaligus merupakan bentuk kampanye global warming,” jelas Rahmat dijumpai di stand L-12 Bazaar Art Jakarta 2013, Kamis (18/7).
Islam Dinamis... Berangkat dari pemikiran ini, maka salah satu ancaman paling serius yang dihadapi Islam saat ini adalah ketidakberdayaan mereka untuk meneruskan tradisi kepeloporan, sebagai-mana para nabi, sahabat, dan tradisi kesarjanaan Islam klasik, akibat tidak adanya kajian dan minat yang serius mengenai masa depan di kalangan mereka. Sebagai agama yang sempurna (sumûl), maka salah satu keistimewaan Islam adalah visi masa depannya yang amat mengesankan.Visi masa depan tersebut memungkinkan agama ini memiliki kepeloporan yang tinggi dalam pembangunan peradaban dan inovasi-inovasi dalam berbagai segi kehidupan. Visi masa depan agama ini terlihat paling tidak dalam tiga aspek ajarannya. Pertama, terdapatnya sejumlah teks suci yang langsung mengarahkan
Selain inspiratif, lukisan-lukisan karya Yarno dengan kuantitas 2 meteran tersebut memiliki goresan yang sangat kuat. Lukisan yang dihasilkan pun menjadi jauh lebih hidup. Karena itu wajar saja, lukisan-lukisan Yarno sudah menjadi koleksi sekitar 25 kolektor benda seni baik orang Indonesia maupun luar negeri. “Salah seorang kolektor lukisan Yarno berkebangsaan Inggris pernah mengatakan bahwa lukisan Yarno sangat unik dan harganya pun terjangkau,” kata Rahmat. Bagi Rahmat seniman seperti Yarno adalah sosok yang lebih mementingnya karya. Artinya ia tidak pernah berpikir tentang bagaimana karya-karya yang dihasilkan bisa memberikan nilai ekonomi yang tinggi. “Memang sebagian besar seniman tidak bisa mempromosikan hasil karyanya. Mereka lebih focus menghasilkan karya terbaiknya,” tambah Rahmat. Karena itu, pameran tunggal dalam ajang Bazaar Art Jakarta 2013 atau even-even lain sangat dibutuhkan untuk mempromosikan karya para seniman. Tentunya kehadiran galeri atau dealer seni sangat memegang peranan penting sebagai penaksir harga benda seni. Lukisanlukisan Yarno di pameran kali ini, misalnya, dibandrol dengan harga berkisar antara Rp 35 juta hingga Rp50 juta per unit. Rahmat selaku promotor seniman Yarno optimis bahwa 9 karya Yarno yang mejeng di Bazaar Art Jakarta 2013 akan laku diborong kolektor benda seni. (dianw)
perhatian manusia terhadap masa depan. Banyak kutipan yang dapat dikemukakan dalam hal ini diantaranya firman Allah Swt :Tunjukilah kami ke jalan yang lurus (QS.1/al-Fatihah:5). Ayat ini mengisyaratkan bahwa perjalanan manusia masih amat panjang di masa depan, sehingga ia membutuhkan pedoman dan petunjuk yang jelas dan benar dalam menjalaninya. Mengomentari ayat ini Abdullah Yusuf Ali mengatakan : “Jika kata ihdinâ kita terjemahkan kedalam bahasa Inggris, guide, maka kita akan berkata: Tunjukilah kami ke jalan yang lurus. Dalam kehidupan yang tiada bertepi, boleh jadi kita berkelana tanpa tujuan. Untuk itu kita harus berusaha dan berdo’a agar mendapatkan jalan yang benar dan tetap berada di jalan itu. (Abdullah Yusuf Ali, The Holy Quran, : 1989) komentar.) Pada ayat lain Allah berfirman : “Hai orang-orang yang
beriman bertakwalah kepada Allah dan hendaklah setiap diri memperhatikan apa yang telah diperbuatnya untuk hari esok, dan bertaqwalah kepada Allah sesungguhnya Allah Maha Mengetahui apa yang kamu kerjakan (QS.59/alHasyr:18). Selain itu masih terdapat banyak ayat Al-Qur’an yang menunjukkan isyarat-isyarat ilmiah yang berorientasi masa depan. Di antaranya: “Alif lâm mìm. Telah dikalahkan bangsa Rumawi. Di negeri yang terdekat dan mereka sesudah dikalahkan itu akan menang. (QS. Rûm:1-3). Ayat ini menceritakan kemenagan bangsa Rumawi atas bangsa Persia kelak. Padahal pada waktu ayat tersebut diturunkan, belum terjadi peperangan yang dimaksudkan tersebut. Akan tetapi kebenaran berita Al-Qur’an itu terbukti sembilan tahun kemudian. Seperti
Menurut dia, Indonesia sangat rentan karena interaksi dengan Arab Saudi sangat intens seperti lewat kegiatan dan umrah dan jamaah haji. Dia juga mengharapkan Kemenkes dapat segera menyiapkan vaksinnya jika ada. “Apabila vaksin tidak tersedia, Kemenkes harus segera menyiapkan fasilitas pelayan kesehatan yang disesuaikan untuk treatment penyakit itu di Arab Saudi,” ujarnya, Sabtu (22/7) di Jakarta. Sementara itu Panitia Kerja Kesehatan Haji DPRRI akan mengundang Kementerian Kesehatan dan Kementerian Agama, untuk membicarakan seluruh aspek dari kesehatan haji, termasuk kasus virus Corona setelah usai reses. Persiapan pelaksanaan ibadah haji tahun ini diwarnai oleh keprihatinan dengan merebaknya virus Corona. Disebutkan Kementerian Kesehatan Arab Saudi telah mengirim surat kepada Kementerian Kesehatan RI tentang bahaya dan antisipasi penyebaran virus Corona MERS. Sedangkan WHO pada akhir bulan Mei 2013 yang lalu melaporkan bahwa sedikitnya telah terjadi 38 kasus virus Corona di negara Arab Saudi. (aya)
Buruh Dukung Jumhur Sebagai Capres MEDAN (Waspada): Sebelas elemen buruh di Sumatera Utara menyatakan dukungannya kepada Mohammad Jumhur Hidayat (MJH) mengikuti konvensi calon presiden yang dilaksanakan Partai Demokrat. Dukungan dibuktikan dalam deklarasi aliansi serikat pekerja/ serikat buruh Sumut di Hotel Grand Antares, Minggu (21/7). Ketua panitia deklarasi, Arsula Gultom mengatakan, dukungan kepada MJH mengikuti konvensi Partai Demokrat sebagai capres bukan karena melihat dari sisi partai politik, tetapi karena figur MJH. “Kebetulan saja Demokrat yang melaksanakan konvensi, dan kita mendukung MJH dengan mensosialisasikannya kepada kalangan buruh, tani dan nelayan,” kata dia. Sebelum melakukan deklarasi, perwakilan 11 elemen
buruh menyampaikan orasi politiknya terkait dukungan tersebut. Ketua DPD Serikat Pekerja Nasional (SPN) Hawari Hasibuan menyebutkan, buruh salah satu elemen terbesar di Indonesia, dan sekarang bisa menyalurkan aspirasi politiknya pada seorang calon. “Konvensi ini merupakan kesempatan dan momentum bagi kita mengusung calon yang dipilih,” sebutnya di hadapan kalangan buruh yang hadir. Sementara Ketua Serikat Butuh Sejahtera Independent (SBSI)-Sejati, Fatiwanolo Zega mengatakan, selama ini buruh hanya disibukkan dengan urusan perut, sementara elit politik tidak pernah memikirkan golongan ini. “Hari ini kita sepakat menyampaikan aspirasi politik kita untuk pemilu 2014,” ujarnya. Persoalan bangsa ini, kata Zega, terkait kepemimpinan
yang belum mampu menyerap aspirasi masyarakat. “Karena itu kita harus sepakat mengajukan MJH sebagai capres pada konvensi Demokrat, dan ini harus dikawal,” katanya berharap elemen buruh menjadikan ini sebagai momen mengakhiri persoalan yang selama ini dikeluhkan buruh masyarakat. Ketua SBSI-F-Lomenik, Ponijo meminta agar konvensi tersebut tidak hanya dijadikan ajang ‘cakap-cakap’ saja, tetapi benar-benar memilih capres berkualitas, dan diharapkan MHJ masuk dalam bursa. Hadir saat itu, Ketua Umum Gaspermindo Bambang Eka. Setelah membacakan membacakan pernyataan sikapnya, 11 perwakilan buruh menyerahkannya kepada Ir Ronald Naibaho, utusan DPD Demokrat untuk diserahkan kepada DPP. (m27)
Komisi III DPR Setujui Usulan Terbang Ke Bangkok Hanya Rp299.000 J A K A RTA ( Wa s p a d a ) : Indonesia, Dharmadi menga- dengan saat membeli kursi peIndonesia hari ini (Senin, takan, AirAsia Indonesia merasa nerbangan karena dapat berPresiden Percepat Ganti Kapolri AirAsia 22/7) mengumumkan pena- senang dapat memberikan hemat hingga 66% dibandinglayanan penerbangan menuju salah satu destinasi wisata populer seperti Bangkok. Dan Kini terbang menuju Bangkok akan semakin mudah dan terjangkau dengan penawaran promo istimewa dari kami. Kami berharap akan semakin banyak pelanggan yang dapat menikmati perjalanan bersama AirAsia Indonesia menuju Bangkok,” kata Dharmadi dalam keterangan persnya di Jakarta, Minggu (21/7). Dharmadi menambahkan Bangkok adalah salah satu kota penting bagi AirAsia Indonesia, dan kini AirAsia Indonesia terbang sebanyak 28 kali setiap minggunya dari sejumlah kota di Indonesia menuju Bangkok. “Dari Jakarta kami melayani 14 penerbangan per minggu ke Bangkok, sementara itu dari Medan sebanyak 7 kali per minggu, lalu dari Surabaya sebanyak 7 kali per minggu,” katanya. Para pelanggan yang ingin memanfaatkan promo Rp 299.000 untuk menjelajahi Bangkok, disarankan untuk membeli bagasi secara online bersamaan
kan membeli di counter checkin bandara. Para pelanggan juga dianjurkan untuk melakukan check-in melalui website dan kios yang ada di bandara minimal satu jam sebelum jadwal keberangkatan untuk lebih menghemat waktu dan terhindar dari antrian panjang di check-in counter. Bagi para pelanggan yang berada di Medan, AirAsia Indonesia ingin menginformasikan bahwa terhitung tanggal 25 Juli 2013, seluruh kegiatan operasional maskapai di Medan akan berpindah ke Bandara Internasional Kualanamu (KNIA)) menyusul soft launching pengoperasian bandara internasional tersebut. Adapun seluruh jadwal penerbangan AirAsia dari dan/atau menuju Medan tetap beroperasi seperti biasa. Untuk informasi lebih lanjut mengenai inovasi, promosi, kontes, dan aktivitas terbaru dari AirAsia, ikuti kami melalui Twitter (twitter.com/AirAsiaID) dan Facebook (facebook.com/ AirAsiaIndonesia).(j02)
JAKARTA (Waspada): Komisi III DPR R yang membidangi Kepolisian menyetujui usulan Presiden yang ingin mempercepat proses pergantian Kapolri. Diharapkan, dalam satu-dua bulan mendatang akan ada satu nama untuk menggantikan Kapolri Jenderal Timur Pradopo, yang akan memasuki masa pensiun pada tahun 2014 mendatang. Menurut anggota Komisi III DPR dari Fraksi Partai Gerakan Indonesia Raya (F Gerindra), Martin Hutabarat, usulan percepatan penggantian Kapolri oleh Presiden, bukan dilatarbelakangi adanya kerusuhan di beberapa wilayah. Namun, Presiden ingin Kapolri yang baru dapat segera menyiapkan pengamanan jelang pemilu 2014 mendatang. “Walau pergantian Kapolri itu sepenuhnya hak Presiden, namun saya sarankan agar Presiden transparan, dan orang yang dipilih harus orang yang benar-benar profesional, dan berkualitas,”ujar Martin Hutabarat kepada Waspada, baru-baru ini di Jakarta. Martin menegaskan banyak persoalan masyarakat yang masih bertumpu pada peranan kepolisian dalam penanganannya. Dirinya meyakini, jika Kapolri betul-betul profesional, berdedikasi, dan memiliki tanggung jawab tinggi terhadap tugasnya, maka polisi akan semakin dicintai oleh rakyat. Tetapi sebaliknya, jika Kapolri mendatang tidak bisa menjalankan tugasnya secara profesional dalam melindungi masyarakat, maka polisi akan tetap menjadi bulan-bulanan masyarakat. Oleh karena itu, Martin berharap, untuk menggantikan Kapolri, Presiden harus transparan dan dengan ukuran yang jelas, dan harus dapat diterima dan dipertanggungjawabkan . “Jangan sampai penggantian Kapolri dipercepat, namun yang terpilih malah jauh dari yang diharapkan semua pihak,” tandasnya. Sebagaimana diketahui, sejauh ini Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) menyiapkan sembilan nama calon Kapolri.(aya)
waran istimewa tarif promo mulai dari Rp299.000 bagi pelanggan yang ingin menjelajahi eksotisme Bangkok, kota terbesar kedua di Asia Tenggara yang juga meraih gelar dari Trip Advisor sebagai tujuan utama wisatawan untuk kota-kota di Asia. Tarif promo untuk penerbangan dari Jakarta, Medan, atau Surabaya ke Bangkok ini bisa didapatkan mulai dari 22 sampai 28 Juli 2013 dengan periode penerbangan mulai dari 20 Agustus sampai 15 Desember 2013. Agar lebih memudahkan para pelanggan, promo ini tidak hanya bisa didapatkan melalui website AirAsia, www.airasia. com, namun juga tersedia di kantor penjualan dan biro perjalanan rekanan AirAsia Indonesia. Selain itu, para pelanggan juga dapat menghubungi Call Center AirAsia Indonesia di (021) 29270999 untuk yang berada di wilayah Jakarta, (061) 4571547 untuk Medan dan (031) 8684564 untuk Surabaya. Presiden Direktur AirAsia
Daerah Bisa Buat Perda Miras SIGLI (Waspada): Pemerintah Daerah (Pemda) di seluruh Indonesia, sudah dibolehkan membuat Peraturan Daerah (Perda) yang mengatur Minuman Keras (Miras). Menyusul dicabutnya Keputusan Presiden nomor 03 tahun 1997 oleh Mahkamah Agung (MA). Pernyataan ini, disampaikan Anggota DPR RI, HM.Nasir Jamil, SAg pada acara temu tokoh Partai Keadilan Sejatera (PKS), di Grand Hotel Blang Asan, Kota Sigli, Kamis (18/7) sore. Menurut dia, dengan telah dibatalkannya keputusan presiden tentang pembatasan minuman keras, maka ada kevakuman regulasi. Dengan begitu sebutnya daerah dibolehkan membuat aturan sendiri. “ Tetapi kalau dalam konteks Aceh, peraturan ini sudah diatur dalam qanun Syariat Islam, dan ini sudah dijalankan” katanya. Menurut dia, pemerintah daerah di seluruh Indonesi, perlu segera membuat Perda yang mengatur peredaran Miras. Sebab, akibat banyaknya beredar minuman tersebut banyak menimbulkan tindakan kekerasan. Semisal pemerkosaan dan sebagainya. Pada acara temu tokoh yang digelar Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Pidie tersebut. Beberapa tokoh masyarakat dan alim ulama di Kabupaten Pidie, meminta anggota DPRK, DPRA dan DPR-RI dari PKS, untuk memperjuangkan rancangan qanun dinaiyah yang sampai sekarang belum disahkan oleh DPR Aceh. Menanggapi usulan tokoh masyarakat itu, Nasir Jamil menjelaskan, rancangan qanun tersebut bisa diperjuangkan, apabila seluruh anggota DPRA menyamakan persepsinya. Acara temu tokoh PKS itu diakhir dengan buka puasa bersama di Grand Hotel Blang Asan, Sigli. (b10)
WA S PA D A ( Ja k a r t a ) : CommVault Simpana 10 semakin populer di Asia bulan ini dengan peluncurannya di wilayah ASEAN – Malaysia dan Thailand. Acara yang dilaksanakan di Thailand dan Malaysia bahkan lebih berarti karena melibatkan kehadiran dua konsumen Simpana – Takaful Malaysia dan Bursa Efek Thailand/ Stock Exchange of Thailand (SET) – yang berbagi cerita mengenai CommVault Simpana yang telah membantu mereka mengatasi tantangan-tantangan dalam pengelolaan data. Patrick Wong, CIO asuransi terbesarTakaful Malaysia, sangat senang untuk berbagi cerita mengenai manfaat yang dirasakan organisasi sejak menggunakan software Simpana. Perusahaan mengalami pertumbuhan data yang pesat – mulai dari 7TB hingga sekitar 20TB hanya dalam jangka waktu dua tahun. Wong mengatakan, “Tidak diragukan bahwa Simpana sangat memudahkan operasional TI Takaful Malaysia dalam mengelola keseluruhan infrastruktur backup kami. Namun hal yang tak kalah pentingnya adalah tingkat keper-
cayaan yang lebih besar yang kami miliki terhadap sistem backup baru ini. Kami kini bisa dengan mudah memulihkan data secara cepat. Satu minggu lalu kami berhasil memulihkan mailbox GM Bancassurance kami hanya dalam beberapa jam. Ini meningkatkan kepercayaan dalam data yang kami kelola dan inilah yang disebut sebagai penye-larasan TI strategis – mendukung strategi bisnis.” Berada di posisi kelima di dunia sebagai bursa efek dengan kinerja terbaik tahun 2012, SET telah mengalami pertumbuhan data yang belum pernah terjadi sebelumnya dalam beberapa tahun terakhir. Kebijakan-data perusahaan yang seksama dan kepatuhan yang besar terhadap pemerintahan dan peraturanperaturan inter-nasional sangat penting bagi SET untuk memastikan keamanan dan integritas informasi yang dihasilkan bursa efek Thailand yang tengah mengalami peningkatan setiap hari, dalam perusahaan. Thirapun Sanpakit, Senior Vice President dan Group Head IT Operation, Stock Exchange Thailand berbicara mengenai keputusan untuk bermitra
dengan CommVault. ”Bursa Efek Thailand adalah bursa yang sangat penting tidak hanya di ASEAN tapi juga di dunia, dan target kami adalah untuk terus mengupgrade layanan kami ke para klien. Penggunaan software Simpana CommVault sebagai bagian dari infrastruktur TI kami memungkinkan perusahaan untuk melakukan hal ini, meningkatkan kinerja operasional bursa efek dan memastikan penyimpanan data sesuai dengan peraturan. CommVault diposisikan sebagai pemimpin dalam Magic Quadrant Gartner Inc. Selama tiga tahun berturutturut, CommVault telah diposisikan pada kuadran “Leaders” di ‘Magic Quadrant: Enterprise Backup/Recovery Software’ Gartner Inc. Menurut Gartner, Magic Quadrant untuk Enterprise Backup/Recovery Software merupakan langkah selanjutnya dalam evolusi backup, yang menggabungkan produkproduk baru, solusi dan teknik untuk melindungi, mem-backup dan memulihkan desktop, laptop, server fisik dan file server virtual, aplikasi dan gambar sistem. (rel/m45)
terekam dalam sejarah bahwa bangsa Rumawi adalah suatu bangsa yang beragama Nasrani yang mempunyai kitab suci sedang bangsa Perisa beragama Majusi, menyembah api dan berhala (musyrik). Kedua bangsa itu saling perang memerangi. Ketika tersiar berita kekalahan bangsa Rumawi oleh bangsa Persia, maka kaum Musyrik Mekkah menyambutnya dengan penuh kegembiraan karena berpihak kepada orang Musyrikin Persia. Sedang kaum Muslimin berduka cita karenanya. Kemudian turunlah ayat ini dan ayat berikutnya menerangkan bahwa bangsa Rumawi sesudah kalah itu akan mendapat kemenangan dalam masa beberapa tahun saja. Dan hal itu benar-benar terjadi, beberapa tahun sesudah itu menanglah bangsa Rumawi. Dengan kejadian yang demikian, maka nyatalah kebenaran Nabi Muhammad Saw., sebagai Nabi
dunyâ) akhirat (al-âkhirah) sebagai salah satu ajaran sentral dalam Islam dapat dipandang merupakan salah satu simbol dari visi Islam mengenai masa depan itu. Studi daan visi masa depan memiliki signifikansi yang sangat tinggi dalam upaya pemberdayaan umat. Pertama, dengan penguasaan visi masa depan akan memungkinkan umat dapat membaca fenomenafenomena yang memungkinkan dapat mempengaruhi perjalanan masa depannya, sehingga tidak salah dalam mengambil kebijakan dan pengembangan. Sebab, sebagian besar masalah yang kita tanggung sekarang ini, semisal kekacauan pengelolaan negara, kekurangan gedung sekolah, guru, kekurangan rumah, masalah lalu lintas, dan polusi udara adalah karena ketidakpedulia kita terhadap studi masa depan dalam perencanaan-perencanaan .
Kedua, penguasaan visi masa depan merupakan alat bagi para pemimpin umat untuk menetapkan arah pengkajian dan pembinaan umat beragama, sehingga mereka memiliki keunggulan kompetitif dan keunggulan komparatif di tengah persaingan antar manusia yang demikian
kencang dan keras. Ketiga, secara teleologis (serba tuju) studi masa depan dapat mempelopori pembangunan peradaban yang berjalan di atas nilai-nilai ajaran-ajaran dan petunjuk-petunjuk Tuhan. Wa Allâhu A’lamu bi al-Shawâb. [Syahrin_hrp@yahoo.com]
dan Rasul serta kebenaran AlQur’an sebagai firman Allah. Di samping ayat-ayat tersebut, ditemukan sejumlah hadis nabi Muhammad Saw., yang mengandung prediksi masa depan yang sangat mengesankan. Misalnya hadîshadîs yang dimulai dengan kata “Saya’tî zamânun, kadzâ wa kadzâ...”, akan datang suatu masa yang begini..., begitu...dan seterusnya. Kedua, visi masa depan yang dimiliki Islam itu juga dapat terlihat pada kenyataan bahwa hampir semua ibadah dalam agama ini memiliki aspek orientasi masa depan. Mulai dari niat hingga pelaksanaannya. Dalam puasa Ramadhan visi masa depan itu antara lain dijelaskan melalui sabda Rasulullah: “Bagi yang berpuasa ada dua kegembiraan, saat berbuka dan kelak saat bertemu dengan tuhannya” (al-Hadìs). Ketiga, konsep dunia (al-
CommVault Tetap Leaders Dalam Magic Quadrant
Sport
WASPADA Senin 22 Juli 2013
A9
Kini Klaim Godfather KUALA LUMPUR (Waspada): Jose Mourinho tak ingin lagi dipanggil dengan sebutan The Special One atau The Only One, yang begitu popular pada periode pertamanya membesut Chelsea tahun 2004-2007.
AP
MANAJER Chelsea Jose Mourinho (2 kiri) santai memantau latihan anak asuhnya di Stadion Shah Alam, Kuala Lumpur, Malaysia, Sabtu kemarin.
Blatter Angkat Topi BERLIN (Waspada): Presiden FIFA Sepp Blatter (foto kiri), memberikan pujian kepada Bundesliga Jerman, teristimewa Bayern Munich. “Klubnya benar-benar sehat dari segi keuangan dan ada banyak pemain bintang dalam tim. Mereka juga sukses di Eropa,” puji Blatter melalui harian TZ, Minggu (21/7). Musim lalu Bundesliga mencatat sukses luar biasa di kancah Liga Champions. Untuk kali pertama sepanjang sejarah, tercipta All-German Finals antara Bayern Munich melawan Borussia Dortmund. Lima bintang Liga Jerman juga berhasil masuk nominasi Pemain Terbaik UEFA 2013. Karenanya Blatter meminta liga-liga lain mencontoh keberhasilan Bundesliga dalam beberapa tahun terakhir. “Secara umum, Bundeliga adalah panutan bagi liga lainnya.
DPA
Bagaimana cara liga dijalankan dan klub dikendalikan, saya harus mengangkat topi bagi mereka,” papar pria 77 tahun ini. Blatter lalu memberikan pujian khusus bagi Bayern, yang musim lalu meraih treble winners dari arena Bundeliga, Piala Jerman dan Liga Champions. “Apa yang dicapai Bayern musim lalu begitu menakjubkan. Itu bukan hanya kesuksesan sepakbola, namun juga teknis keindahan sepakbola,” beber Blatter. FC Hollywood musim mendatang bahkan bisa semakin dahsyat dengan kedatangan dua bintang muda di lapangan tengah, Mario Gotze (Jerman) dan Thiago Alcantara (Spanyol). “Sekarang kami punya kualitas yang lebih. Tapi saya rasa, situasi saya takkan berubah. Saya hanya harus tetap bugar dan saya tak takut jika segalanya akan berubah,” klaim bintang Belanda Arjen Robben kepada Kicker. “Saya akan tetap bermain, yang jelas kami punya banyak pemain bagus. Secara umum, saya senang dengan kondisi ini karena tim kami semakin kuat,” pungkas Robben. (m15/okz/tz/kicker)
bahwa orang-orang yang pernah bekerja dengan saya dapat menjadi pelatih,” tutur Wenger pada konferensi pers bersama dengan lawannya, Minggu (21/7). “Pertama-tama, itu semua berarti saya telah memberi sedikit rasa kepada mereka untuk melakukannya dan setidaknya saya tidak membuat mereka jijik melakukan pekerjaan itu,” katanya lagi. Saat ditanyai apakah dia mempertimbangkan pria Serbia itu sebagai potensi suksesor, manajer berumur 63 tahun itu mengaku “Ya.” Namun dia sendiri menegaskan, saat ini belum siap untuk pensiun dan keputusan untuk itu merupakan urusan dewan Arsenal. Stojkovic sendiri mengklaim sebagai pengagum Gunners, bahkan mengunjungi London hampir setiap tahun untuk menyaksikan mereka berlatih. “Arsenal merupakan
tim yang sangat saya cintai. Saya menyukai cara mereka bermain, gaya dan semangat mereka,” pujinya. Wenger membawa Nagoya memenangi Piala Kaisar pada musim pertamanya di Liga Jepang. Dia jugamemenangi penghargaan pelatih terbaik Liga Jepang pada 1995. Pada 1996, Nagoya Grampus menjadi runner up di liga, posisi terbaik tim itu sampai 2010, ketika Stojkovic memimpin mereka meraih gelar Liga Jepang pertamanya. “Bagi saya itu merupakan periode yang tidak dapat dilupakan oleh saya sebagai pemain, saya benar-benar menikmatinya,” kenang Stojkovic, yang gantung sepatu pada 2001 setelah tujuh tahun membela Nagoya dan kembali untuk melatih klub itu pada 2008. “Saya memberikan yang terbaik, saya memberikan bakat saya,” papar pria Serbia berusia
Van Persie Senang Sambut Fabregas SYDNEY (Waspada): Striker Robin van Persie (foto kiri) menyambut baik upaya Manchester United untuk memboyong gelandang Barcelona, Cesc Fabregas (foto kanan). Jika terealisasi, Van Persie menganggapnya sebagai reuni indah bersama Fabregas, setelah keduanya sempat beberapa musim memotori Arsenal. “Tentu saja saya senang bakal kembali main bersama Fabregas. Dia pemain yang luar biasa,” ucap Van Persie, seperti dikutip dari Tribal Football, Minggu (21/7). Van Persie dan Fabregas meninggalkan Emirates Stadium pada musim panas 2012, setelah
kegagalan The Gunners meraih gelar sejak 2005. Fabregas hengkang ke Barca, sedangkan Van Persie gabung MU. Menurut The Telegraph, Setan Merah telah mengajukan penawaran resmi kepada El Catalan dengan memanfaatkan
Reuters
Problem Catur
TTS TOPIK
Hitam melangkah, mematikan lawannya empat langkah.
Jawaban di halaman A2. 8
7
6
5
4
3
2
1 A
B
C
D
kegundahan Fabregas yang tidak juga menjadi pilihan pertama di Camp Nou. Upaya MU sempat terkendala dengan sikap Barca yang belum mau melepas gelandang Spanyol tersebut. “Barca tidak akan menindaklanjuti tawaran
E
F
G
H
saya bagian dari mereka, meski paspor saya berbeda. Karena saya selalu membela mereka, negara mereka dan sepakbola mereka,” tegas Mou. Menurut kiper utama Chelsea, Petr Cech, Mou merupakan sosok pelatih ambisius dan bertekad memenangkan banyak gelar lagi bersama The London Blues. “Jose Mourinho saat ini sangat ‘lapar’ gelar. Dia masih sama seperti sebelumnya. Motivasi dan rasa lapar akan kesuksesan masih tetap ada,” ungkap Cech kepada Standard. Mou menerima pinangan The Blues usai menukangi Real Madrid selama tiga musim (2010-2013) dan menyumbangkan gelar La Liga (2011-12), Copa del Rey (2010-11), dan Supercopa de España (2012). Bersama Si Biru, dia merebut trofi Liga Premier (2004– 05, 2005–06), FA Cup (2006–07), Football League Cup (2004–05, 2006–07), serta FA Community Shield (2005). “Dia tidak kembali untuk sekedar menikmati kehidupan. Bersama kami, dia telah mempersiapkan yang terbaik untuk memenangi sesuatu,” optimisme Cech. “Mourinho selalu ingin menjadi yang terbaik. Kami akan berusaha meraih semua gelar yang kami mampu. Mari lihat berapa yang dapat kami menangkan di akhir musim,” tekadnya lagi. (m15/vvn/tf/stnd)
Moyes Nikmati Provokasi Mou
Jepang Perjalanan Kenangan Wenger TOKYO (Waspada): Lawatan Arsenal ke Jepang merupakan perjalanan penuh kenangan bagi Arsene Wenger, saat dia menghadapi bekas klubnya Nagoya Grampus. Apalagi Nagoya kini dilatih Dragan Sojkovic (foto kiri), mantan anak asuh Wenger (foto kanan). Mantan kapten Yugoslavia bersama Nagoya sempat diarsiteki The Professor selama 18 bulan, sebelum dia melatih The Gunnersu pada 1996. Semakin emosional lagi, sebab laga tur Asia di Negeri Sakura, Senin (22/7) ini, menjadi kepulangan pertama kalinya bagi pria Prancis itu ke Nagoya Grampus, sejak masa-masa suksesnya sebagai pelatih di sana. Untuk menambah intrik, Stojkovic telah lama disebutsebut oleh media Inggris sebagai penerus Wenger jika dia mengakhiri karirnya di Emirates Stadium. “Saya suka untuk berpikir
Pelatih kontroversial asal Portugal ini menganggap dirinya kini layak dipanggil Godfather (wali), setelah dia memutuskan kembali ke Stamford Bridge. “Mungkin saya sekarang Godfather. Saya adalah salah satu orang yang menghabiskan lebih banyak waktu dalam sepakbola. Saya telah memenangkan semua kompetisi di Inggris,” klaim Mourinho, seperti dilansir Tribal Football, Minggu (21/7). Julukan itu dianggapnya pantas, setelah kesuksesannya menyabet berbagai gelar bergengsi di kompetisi Inggris pada periode pertamanya menjadi bos di Stamford Bridge. Apalagi sekarang pesaing kuatnya, Sir Alex Ferguson, telah pensiun dari Manchester United. “Saya pikir saya adalah satusatunya (pelatih di Inggris) yang pernah merasakan juara Eropa,” tegas mantan pelatih Real Madrid, Inter Milan dan FC Porto tersebut. “Jadi mungkin saya memiliki lebih banyak tanggung jawab di pundak saya. Saya harus menjadi contoh bagi semua orang dalam hal berprilaku,” tambah Mou. Mou sudah mengoleksi dua trofi Liga Champions saat membesut Inter dan Porto. Dia juga pernah menjuarai Piala UEFA/ Liga Europa bersama Porto. Berkat suksesnya tersebut, pelatih berumur 50 tahun itu yakin, masyarakat Inggris sangat mencintainya. “Saya pikir mereka merasa
www.arsenal.com
48 tahun itu, yang mendapat julukan Piksi. “Dia (Wenger) merupakan pemimpin di bangku pemain cadangan dan saya merupakan pemimpin di lapangan, maka itu merupakan kombinasi yang bagus,” pungkas Stojkovic. Meski klub-klub Liga Utama Inggris telah membanjiri pasar Asia dengan mengadakan turtur pra musim dalam beberapa tahun terakhir, ini merupakan pertama kalinya dalam 45 tahun Arsenal akan memainkan pertandingan di Jepang.
Pada Mei 1968 The Gunners memainkan empat partai sepanjang tur akhir musim di negara itu, di antaranya mengalahkan tim nasional Jepang sebanyak tiga kali. Rencana tur Arsenal ke Jepang pada 2011 dibatalkan setelah gempa bumi besar dan tsunami menghantam bagian timur laut negeri itu. Arsenal sejauh ini meraih hasil bagus di Asia dengan menggunduli Dream Team Indonesia 7-0 dan tim nasional Vietnam 7-1. (m15/ant/afp)
apapun terhadap Fabregas. Dia tidak dijual,” kataWakil Presiden Barca, Josep Maria Bartomeu. Setelah tawaran pertamanya ditolak, The Red Devils maju lagi dengan tawaran kedua. Setan Merah mengajukan nilai nominal 30 juta pound (Rp 461 miliar). Daily Mail melansir, keputusan entrenador Tito Vilanova mundur dari kursi kepelatihan Barca karena alasan kesehatan, menjadi celah bagi United untuk merekrut mantan kapten Meriam London itu. Spekulasi berkembang menyebutkan, petinggi MU Ed Woodward sudah meninggalkan tur pramusim pasukan David Moyes di Asia, guna melakukan negosiasi dengan manajemen El Blaugrana.
Hanya saja Harry Redknapp, manajer Queens Park Rangers (QPR), menilai masih banyak hambatan untuk merilis transfer dimaksud. Termasuk perasaan para fans Arsenal. “Apa yang bakal dirasakan fans Arsenal jika melihat Fabregas danVan Persie ada dalam susunan pemain MU yang akan melawan Arsenal musim depan?” tanya Redknapp melalui The Sun. “Itulah alasannya mengapa ada begitu banyak hambatan yang menghadang upaya David Moyes memulangkan Fabregas ke Liga Premier. Bukan berarti saya tidak senang melihat dia kembali, Fabregas adalah pemain top kelas dunia,” ujar Redknapp. (m15/okz/tf/sun)
SYDNEY, Australia (Waspada): Manajer anyar Manchester United, David Moyes (foto), mengaku siap menghadapi sekaligus menikmati ‘permainan pikiran’ yang dilancarkan Jose Mourinho. Ketika dikonfirmasi seorang reporter Skotlandia mengenai kesiapannya terkait provosasi Mou, Moyes menegaskan; “Kedengarannya aksen Anda sama dengan saya, pasti Anda dari Glasgow.” “Tapi jika Anda dari Glasgow, Anda cukup menikmati hal-hal semacam itu. Jadi tunjukkan itu kepada saya,” ujarnya lagi, seperti dilansir Reuters, Minggu (21/7). Provokasi ala Mou semakin kelihatan ketika Chelsea meningkatkan minatnya terhadap penyerang MU Wayne Rooney. Dikabarkan, The Blues asuhan Mou sedang mempertimbangkan transfer senilai 40 juta pound (61 juta dolar AS) sebagai upaya mendatangkan Rooney ke Stamford Bridge. Tapi United bersikeras, striker Inggris itu tidak dijual. Moyes malah bertekad memagarinya setelah mengambil alih kursi kepelatihan dari Sir Alex Ferguson. “Saya tidak punya informasi lagi sejak terakhir kali kami berbicara (Jumat). Saya benar-benar sudah tidak ada update apaapa lagi, jadi saya tidak bisa memberikan sesuatu yang positif atau negatif,” jelas Moyes. Mantan pelatih Everton itu memenangkan pertandingan pertamanya sebagai pelatih Setan Merah dengan menggasak Australia A-League All Stars 5-1 di Sydney, Sabtu malam. Moyes bersama timnya terbang ke Tokyo, Minggu (21/7), guna melanjutkan tur pramusim Asia untuk menghadapi Yo-
AP
kohamaF.Marinosbesokmalam. Dia malas bicara banyak soal kehebohan bursa transfer dan berusaha mengalihkannya dengan memuji gaya permainan Danny Welbeck dan Jesse Lingard saat membantai ALeague All Stars. Welbeck dan Lingard mencetak dua gol, Robin van Persie menambahkan gol kelima The Red Devils pasca masuk sebagai pemain pengganti babak kedua. “Robin mulai kembali ke performa terbaiknya dan itu baik, tapi saya pikir mengesankan bahwa Danny mencetak
SANT AP AN SANTAP APAN RAMADHAN
dua gol. Saya berkata kepadanya bahwa pada malam lain dia mungkin telah mencetak empat atau lima gol,” ungkap Moyes. Pemain berusia 20 tahun Lingard, yang mengancam tuan rumah dengan kecepatan dan posisinya, pun sangat mengesankan baginya. “Penampilannya sangat baik dan dia merancang gol Robin dengan operan yang baik. Tidak hanya permainannya yang baik, tapi dia bekerja sangat keras dan menunjukkan determinasi tinggi,” sanjung Moyes. (m15/ant/rtr/afp)
Sudoku MENDATAR
1. Makhluk ghaib dibelenggu selama Ramadhan. 4. Tidak kurus; Bentuk badan setan pendamping kafir yang disebut hadis. 7. Bentuk badan setan pendamping muslim yang tetap membaca basmalah sebelum makan dan minum. 9. Serakah; Suka makan banyak. 11. Orang-orang Islam yang hidup pada masa Rasulullah. 12. Alaihis-Salam . 13. Mengisi perut saat sahur dan berbuka. 15. Sepertiga lain dari isi perut selain 1/3 untuk makan dan 1/3 udara (kosong). 17. Benar, kebenaran. 18. Kekal (Alam——) 19. Bacaan sebelum makan yang membuat setan tidak ikut menikmati. 21. Ucapan syukur. 23. Huruf ke-9 abjad Arab. 25. Pendakwah. 28. Untuk siapa berpuasa. 30. Organisasi ulama. 31. Pembacaan Al Quran bersama-sama dalam bulan Ramadhan. 33. Al——, gelar syekh tasawuf.
34. Artinya “Jadilah, maka terjadilah”.
MENURUN
1. Julukan untuk kota/provinsi yang bernuansa islami (dua kata tanpa spasi). 2. Bapak; —Hurairah r.a., perawi hadis. 3. Al——, kitab Islam. 5. Logam kuning yang halal untuk wanita. 6. Rombongan berkenderaan unta. 8. Orang ahli dalam pengetahuan agama Islam. 10. Huruf ke-12 Arab. 11. Nama anak Nabi Nuh yang menurunkan bangsa Arab dan Yahudi. 14. Arah kiblat. 16. Muhammad——, filsuf muslim terkenal abad ke-20 asal India. 17. Menstruasi, masa wanita tak berpuasa. 20. Hari kelahiran. 22. Aliran mengenai hukum fikih ikutan umat Islam. 24. Nama nabi. 26. Stop makan sahur. 27. Linglung, tidak wajib berpuasa. 29. Buah suku timun-timunan makanan favorit Rasulullah. 32. Huruf ke-18 Arab.
Isi dengan angka 1 sampai 9. Tidak boleh ada pengulangan angka mendatar, menurun, maupun di kotak 3x3 bergaris tebal. Tingkat kesulitan: sangat mudah (*), bisa diselesaikan dalam waktu lima menit. Jawabannya di halaman A2 kolom 1.
8 9 1 4 7 5 3
2 9 5 4
1 9 3 6 4 2 5 7 3 8 3 1 4 9 2 7 3 8 8 5 4 1
4 9
5
6 3 7 4 6 9 8 1 3 8 5 7 2 *207
Sport
A10
WASPADA Senin 22 Juli 2013
AP
KORUT PUKUL KORSEL: Penyerang Korea Utara Ho Un Byol melewati hadangan sejumlah pemain lawan untuk kemudian membobol gawang Korea Selatan pada laga penyisihan turnamen sepakbola putri Piala Asia Timur di Seoul World Cup Stadium, Seoul, Minggu (21/7). Tim putri Korut memukul lawan politiknya itu dengan skor tipis 2-1.
Heynckes Tolak Kans BERLIN (Waspada): Pelatih yang membawa Bayern Munich memenangi tiga gelar utama musim lalu, Jupp Heynckes (foto kiri), menolak kans untuk menggantikan Tito Vilanova (foto kanan), sebagai entrenador Barcelona. “Saya pikir sekarang akan mustahil untuk melatih klub baru, setelah masa-masa indah saya di Bayern Munich,” tegas Heynckes kepada Sky Sport News Jerman, Minggu (21/7). Pria 68 tahun itu membawa FC Hollywood menjadi klub Jerman pertama yang memenangi treble dari arena Liga Champions, Bundesliga dan Piala Jerman pada musim 20122013. Selain memenangi gelar Eropa kelimanya, Bayern asuhan Heynckes juga memecahkan 25 rekor dalam perjalanannya untuk memenangi Liga Jerman dengan mengunci keunggulan 25 angka atas tim peringkat dua Borussia Dortmund. Heynckes kemudian me-
ngundurkan diri sebagai pelatih Bayern, namun dia mengatakan tidak tertarik menggantikan Vilanova, yang mengundurkan diri sebagai entrenador El Barca, Jumat lalu. “Saya tetap menyibukkan diri, saya memiliki berbagai hobi, saya melakukan olahraga, saya memiliki hewan peliharaan, dan saya memiliki taman besar yang membuat saya sibuk,” dalih Heynckes. Pasca pengunduran entrenador berumur 44 tahun itu untuk meneruskan perawatan penyakit kankernya, muncul jajak pendapat di media Spanyol yang mengunggulkan Heynckes di antara sejumlah kandidat potensial. Menghabiskan setengah
DPA
abad sebagai pemain dan pelatih, Heynckes pernah membawa Real Madrid dan Bayern meraih kejayaan di Liga Champions. “Saya memahami sinyalsinyal dari tubuh saya dan hal itu sangat benar. Saya merasa baik-baik saja dan menikmati memiliki waktu untuk diri sendiri,” tegas Heynckes. Mantan bek Belanda dan Barcelona, Ronald Koeman, juga menepis rumor dirinya
Mexico Dendam Panama Jumpa Lagi Di Semifinal ATLANTA, AS (Waspada): Manuel Gabriel Torres dan Blas Perez, Sabtu (Minggu WIB), masing-masing mencetak dua gol untuk membawa Panama ke semifinal Piala Emas 2013 Concacaf dengan menggasak Kuba 6-1. Upaya Panama untuk memenangkan laga perempatfinal itu semakin mudah, setelah Kuba mengakhiri pertandingan dengan sepuluh pemain. Pada semifinal, Rabu (24/ 7) mendatang, Panama akan menghadapi Mexico yang pada laga perempatfinal lainnya menang tipis 1-0 atas Trinidad dan Tobago. Skuad Sombrero ternyata masih dendam terhadap calon lawannya tersebut, setelah sebelumnya kalah 1-2 dari Panama pada babak penyisihan turnamen regional Amerika Utara itu. “Kami memiliki chip pada bahu-bahu kami dan kami akan melakukan balas dendam kepada Panama,” ujar kiper Mexico Jonathan Orozco, sebagaimana diberitakan AFP, Minggu (21/7). Raul Jimenez menjadi bintang kemenangan Sombrero dengan gol tunggalnya ke gawang Trinidad menit 84 di Georgia Dome, Atlanta. Jimenez berada dalam jarak enam yard dari gawang lawan, ketika dia meneruskan umpan silang dari sayap kanan melewati kiper Jan Michael Williams. “Kami memiliki tujuan yang solid dan kami akan memenuhinya,” tekad Orozco. Sebelumnya di tempat sama, Jose Ciprian membawa Kuba unggul lebih dulu menit 21. Namun empat menit berselang, Gabriel Torres menyamakan kedudukan dari eksekusi penalti. Torres membawa Panama berbalik unggul melalui golnya menit 38. Duel menjadi berat sebelah ketika penyerang Kuba Ariel Martinez mendapat kartu merah menit 58, karena melakukan pelanggaran keras terhadap Perez. Pemain Panama Carlos Rodriguez kemudian mencetak gol internasional pertamanya menit 67. Perez menambahi lagi golgolnya menit 78 dan 87, lantas Jairo Jimenez mencetak gol internasional pertamanya menit 84. Pertandingan perempatfinal Senin (22/7) pagi WIB ini
tertarik mengisi posisi yang sedang kosong di Camp Nou. “Tidak, saya tidak pernah memikirkannya sama sekali,” papar pelatih Feyenoord itu. “Saya lebih mengkhawatirkan mengenai penyakit yang dideritaVilanova. Siapa yang akan menjadi pelatih (baru)? Saya tidak tahu, saya tidak berurusan dengan itu,” klaim Koeman. Menurut poling Mundo Deportivo, Heycnkes kandidat paling difavoritkan fans El Catalan dengan memperoleh 26 persen voters dari 31 ribu suara yang masuk. Heynckes bersama Bayern musim lalu mampu mempermalukan Barca agregat 7-0 atas Barca di semifinal Liga
Champions. Hari Ini Umumkan Gerardo Martino Setelah Heynckes, pelatih Celta Vigo Luis Enrique dan mantan entrenador Athletic Bilbao Marcelo Bielsa sama-sama mengemas 21 persen. Gerardo Martino yang digadang-gadang sebagai calon kuat, hanya menempati posisi kelima. Enrique belum resmi menjadi pelatih Celta. Jadi Barca tidak perlu membayar klausul pembelian 3 juta euro yang tercantum dalam kontrak kesepakatan antara Enrique dan Celta, jika memang berminat memakai jasa mantan pelatih AS Roma tersebut. Tapi kabarnya, Senin (22/ 7) ini, manajemen Barca akan mengumumkan Gerardo Martino sebagai pengganti posisi Vilanova. Delegasi Blaugrana disebut-sebut segera terbang ke Amerika Selatan untuk bertemu dengannya. Gerardo Martino lahir di Rosario, kota yang sama dengan kampung halaman Lionel Messi. Pria yang akrab disapa Tata itu melambung namanya saat menangani tim nasional Para-
Calon Pelatih Barcelona Versi Mundo Deportivo 1. Jupp Heynckes 2. Luis Enrique 3. Marcelo Bielsa 4. Michael Laudrup 5. Gerardo Martino 6. Frank Rijkaard 7. Andre Villas-Boas 8. Ronald Koeman 9. Ernesto Valverde 10. Lain-lainnya
26 % 21 % 21 % 11 % 6% 5% 2% 2% 2% 4%
guay sejak 2006. Perempatfinal Piala Dunia 2010 dan final Copa America 2011 merupakan raihan Gerardo bersama Paraguay. Mundur dari timnas pada 2012, tangan dingin Tata kembali mencuat saat menangani Newell’s Old Boys. Klub kota kelahirannya itu dibawanya menjuarai Torneo Final 2013 dan melaju ke final Copa Libertadores, sebelum dikalahkan Atletico Mineiro. Koran Marca menyebutnya sebagai idola dari Jorge Messi, ayah Lionel Messi. Tata sekarang berusia 50 tahun dan menjadi opsi serius pengganti Vilanova. (m15/ant/rtr/sky/marca)
Pep Prihatin Vilanova
AP
KIPER Mexico Jonathan Orozco (kanan) menggagalkan serangan pemain Trinidad Radanfah Abu Bakr di Georgia Dome, Atlanta, Minggu (21/7) pagi WIB. di Baltimore, mempertemukan tuan rumah Amerika Serikat melawan El Salvador, sedangkan Honduras menjajal Kosta Rika. Pemenang mahkota regio-
nal CONCACAF akan bertemu dengan juara Piala Emas 2015 untuk menentukan tim yang berhak mengikuti Piala Konfederasi FIFA 2017. (m15/ant/afp/rtr)
MUNICH, Jerman (Waspada): Mundurnya Tito Vilanova (foto kanan) sebagai entrenador Barcelona karena masalah kesehatan, mengundang simpati dari mantan bosnya Pep Guardiola (foto kiri). Pelatih yang kini menangani Bayern Munich itu prihatin dengan kondisi mantan asistennya tersebut. “Dia teman, saya sangat mencintainya. Sulit untuk mendeskripsikan teman seperti Tito dalam bahasa Jerman,” ujar Guardiola dalam Express, Minggu (21/7). Padahal, hubungan Pep dan Vilanova sempat dikabarkan retak. Pasalnya ketika sama-sama berada di New York, Pep tidak pernah mengunjungi Vilanova yang sedang menjalani pengobatan sakit kanker di Amerika Serikat. “Saya berharap yang terbaik untuk dia dan keluarganya, sehingga bisa mengatasi masalah ini dengan tabah. Ini sangat sulit bagi saya,” papar Pep. Barca mengonfirmasi bahwa Vilanova telah meletakkan jabatannya, karena harus melanjutkan perawatan penyakit kankernya. Vilanova sendiri mengucapkan terima kasih atas waktu lima tahun yang indah
AP
bersama El Blaugrana, empat tahun di antaranya sebagai asisten Pep. “Dokter merekomendasikan, saya sudah tidak bisa menjalankan tugas sebagai pelatih Barcelona secara 100 persen, karena harus mengikuti program pengobatan,” tulis Vilanova dalam surat perpisahannya. Sebelum memutuskan pensiun, dia memang telah menjalani serangkaian operasi tumor tiroid di AS. Musim lalu dia bahkan harus meninggalkan tim selama 3 bulan. Vilanova juga menyampaikan rasa terima kasih kepada dokter pribadinya, dr Ramon
Canal dan staf medis yang selalu mendampingi. “Saya tidak mungkin memainkan pertandingan (melawan sakit) ini sendirian. Tapi sebagai bagian dari tim pendukung, mereka selalu membantu saya untuk menjalani proses penyembuhan dalam jangka panjang, seperti yang telah mereka lakukan sampai sekarang,” jelasnya. “Sekarang saya sangat tenang dan sangat kuat untuk menghadapi babak baru dalam proses penyembuhan penyakit ini dengan penuh keyakinan, segala sesuatunya akan baikbaik saja,” pungkas Vilanova. (m15/vvn/exp/as)
Klub PSMS Harus Hindari Dualisme MEDAN (Waspada): Ketua Komite Penyelamatan PSMS Medan, Julius Raja, mengatakan pihaknya akan berhati-hati ketika menggelar Rapat Anggota Luar Biasa (RALB) yang direncanakan September mendatang. Makanya, proses verifikasi jelang RALB, administrasi, dan data faktual akan diberlakukan secara ketat. Pasalnya, ada beberapa klub-klub pemilik yang juga mengalami dualisme. Misalnya, PS Symphony yang diklaim oleh dua pihak, yakni Hendra DS dan Martius Latuperissa. Menurut Raja, masing-masing pihak mengantongi SK kepengurusan. Saat dikonfirmasi, Hendra DS mengaku DUALISME kubu PSMS harus segera dituntaskan demi penyelamatan klub kesayangan Kota Medan ini, September mendatang. -Waspada/Austin Antariksa-
sudah tidak lagi mengurus klub dimaksud. “Soal PS Symphony, saya tidak mau urus lagi. Sekarang saya sudah punya klub sendiri dan sedang fokus membina pemain U-13 dan U-14 tahun untuk proyek 2020 mendatang,” jawab Hendra kepada Waspada, Minggu (21/7). “Pemain yang kami bina berjumlah 34 orang. Mereka merupakan pilihan yang memi-
liki skill dan talenta serta tengah berlatih di SSB Patriot Medan,” sambung Hendra. “Kita akan perketat verifikasi. Hal-hal semacam dualisme klub harus diantisipasi. Kami terus bekerja untuk memverifikasi klub-klub. Sejauh ini, sudah ada 29 klub yang meneken pencabutan mandat pada dua ketua umum. Ke-29 klub ini tidak mengalami dualisme,” beber King.
Di lain pihak, keinginan 40 klub anggota PSMS menggelar RALB tidak dapat dibendung mengingat jumlah klub yang mendukung kembali bertambah. Raja mengatakan ada tiga klub tambahan yang sudah bergabung, yakni PS Kesawan Putra, PS Volta, dan PS Pertamina. Dikatakan, ketiga klub sudah meneken kesepakatan pencabutan mandat dua Ketua Umum PSMS Medan, Benny
Harianto Sihotang (LPIS) dan Indra Sakti Harahap (PT LI). “Ketiga klub ini menyatakan dukungan dengan menandatangani pencabutan mandat. Target komite ada 35 klub. Kita tetap jumlah ini terpenuhi,” kata King, panggilan akrab Raja, menambahkan RALB akan menjadi langkah selanjutnya untuk ditempuh dengan agenda pemilihan ketua umum yang baru. (m33/bht)
Sport
WASPADA Senin 22 Juli 2013
A11
Antara
KAPTEN Liverpool FC, Steven Gerrard (2 kanan), memberi salam kepada para Liverpudlians yang memadati Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan Jakarta, Sabtu (20/7) malam.
Gerrard Salut Kegigihan Garuda JAKARTA (Waspada): Kapten Liverpool, Steven Gerrard, mengaku dirinya menjalani laga yang sulit saat melawan Indonesia XI di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7) malam. Namun, dirinya mengaku senang bisa bermain kembali di depan suporter yang luar biasa. The Reds memang berhasil mengalahkan Indonesia 2-0, namun tim besutan Brendan Rodgers ini sempat dibuat kesulitan oleh permainan yang diperagakan Titus Bonai cs. Secara keseluruhan, Indonesia tampil jauh lebih baik ketimbang saat
dibantai Arsenal 7-0. “Pertandingan yang sulit. Tidak ada udara untuk bernapas dan pemulihan setelah berlari panjang serta latihan sangat sulit. Jadi kaki ini berat, namun kami lega memenangkan pertandingan,” jelas Gerrard kepada LFC
TV, Minggu (21/7). Pertandingan ini merupakan penampilan perdana Gerrard setelah mengalami cedera bahu pada Mei lalu. Bahkan demi memuaskan pendukung fanatik Reds yang juga dikenal dengan sebutan Liverpudlians, Gerrard memberanikan diri untuk merumput selama 45 menit. “Senang bisa bermain lagi di depan semua pendukung kami. Bahuku sudah membaik, sehingga senang bisa mendapatkan kesempatan bermain selama 45 menit. Mudah-mu-
dahan, aku mendapatkan waktu bermain lebih banyak di Australia,” tutur gelandang tangguh asal Inggris tersebut. Pelatih Brendan Rodgers juga mengungkapkan sekilas pendapatnya tentang sepakbola Indonesia selepas pertandingan. Manajer berusia 40 tahun tersebut menyarankan Indonesia untuk terus melanjutkan pembinaan usia muda, mengingat potensialnya para youngster tim Garuda. “Saya pikir Indonesia sangat baik. Anda bisa melanjutkan pekerjaan bersama pemain muda
Anda, beri mereka banyak pengalaman di setiap kesempatan,” ujar Rodgers. “Saya benar-benar terkesan dengan sikap, kualitas dan kerendahan hati para pemain Indonesia dan saya yakin dalam beberapa tahun mereka bisa berkembang sebagai bangsa,” puji sang pelatih. Setelah menyelesaikan turnya di Indonesia, The Kop melanjutkan perjalanannya ke Australia. Di sana, mereka akan berhadapan dengan Melbourne Victory pada 24 Juli nanti. (m33/lfc)
Rodgers Serasa Main Di Anfield JAKARTA (Waspada): Kekaguman Brendan Rodgers kepada penonton Indonesia diungkapkannya dalam konferensi pers usai pertandingan di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7) malam. Menurut Rodgers, atmosfer di stadion begitu mengagumkan sehingga dirinya merasa seperti berada di Merseyside, tempat di mana Liverpool berasal. Dia juga menganggap Indonesia punya masyarakat yang ramah. “Crowd di sini menakjubkan, atmosfernya mengagumkan. Mirip di Stadion Anfield, sangat menyenangkan bisa ada di sini,” kata Rodgers kepada wartawan. “Ini negara yang indah, kami disambut dengan sangat luar biasa. Kami tidak akan melupakan ini. Jadi seluruh pelatih, staf, dan tim ingin mengucapkan terima kasih,” tuturnya sembari berharap timnya dapat berkunjung lagi tahun depan. Berdasarkan sumber resmi Liverpool, Indonesia tercatat memiliki jumlah suporter terbanyak di dunia. Jumlah fans di Indonesia (lebih dari 1,3 juta orang), mengalahkan Inggris (1,17 juta), notabene negara asal The Reds. Peringkat ketiga dan keempat masing-masing ditempati Thailand (843 ribu) dan Malaysia (800 ribu). Penghitungan tersebut merujuk pada data yang berasal dari akun facebook resmi The Reds. Lebih dari 1 juta orang
Antara
KAPTEN Indonesia XI M Roby (kiri) dan Victor Igbonefo (kanan) berebut bola dengan striker Liverpool FC Luis Alberto dalam laga persahabatan di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7).
M Roby Bangga Kapten Timnas JAKARTA (Waspada): Bek Indonesia XI, M Roby, merasa bangga dipercaya mengemban tugas sebagai kapten melawan Liverpool FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7) malam. Meski bukan laga resmi, ini untuk pertama kalinya Roby menjadi kapten di bawah asuhan Jacksen F Tiago. Sayangnya, debut Roby berakhir dengan kekalahan. Indonesia XI menyerah dua gol tanpa balas. Kedua Liverpool yang mendapat sambutan luar biasa
itu masing-masing dicetak oleh Philippe Coutinho dan Raheem Sterling. “Aku bangga menjadi kapten. Ini berbeda dari jabatan di klub. Kalaudiklubhanyamewakilimasyarakat Samarinda.Tapi, kapten sekarang mewakili Indonesia,” jelas Roby, Minggu (21/7). “Saat diganti pada babak kedua, aku memberikan ban kapten kepada Kurnia Meiga. Itu instruksi dari pelatih, apalagi Boaz (Salossa) baru masuk. Jadi, aku disuruh berikan ban kapten kepada Kurnia,” lanjutnya.
Pada laga itu, Roby merasa penampilan tim membaik usai kekalahan telak 0-7 dari Arsenal, 14 Juli lalu. Roby pun berharap penampilan tim asuhan Jacksen F Tiago terus membaik jelang kualifikasi Piala Asia 2015. “Kami mungkin belajar dari kesalahan.Walaupun kami masih belum sempurna, setidaknya kami sudah mencapai permainan cukup baik, jadi pemain tidak merasa grogi. Hal ini baik untuk laga kualifikasi Piala Asia 2015 mendatang,” pungkasnya. (m33/kcm)
KONI Aceh Gelar Bukber Insan Olahraga Antara
SUPORTER Liverpool FC menyalakan kembang api dan melambaikan atribut klub kesayangan mereka saat menyaksikkan laga Indonesia XI vs Liverpool FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7) malam. di Indonesia, menyatakan kegemarannya pada klub yang berdiri sejak 15 Maret 1892 tersebut. Rodgers pun menjadikan Indonesia ke depan sebagai sa-
Salomo Optimis Emas Biliar Porwanas XI/2013
Waspada/ist
MANAJER Tim Biliar PWI Sumut Salomo TR Pardede SE (kanan) dan ketiga atlet diabadikan bersama, Minggu (21/7).
lah satu tujuannya untuk berlibur. Sang pelatih mengaku akan menceritakan pengalamannya kepada rekan-rekan maupun famili saat berada di Indonesia.
“Jika ada kesempatan jalanjalan, tentu ini akan jadi pilihan. Keramahan di sini, kami sangat dijamu selama di sini. Saya akan katakan pada semua orang ten-
MEDAN (Waspada): Manajer Tim Biliar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Cabang Sumatera Utara, Salomo TR Pardede SE, mengharapkan atlet biliar Sumut yang dipersiapkan menghadapi Pekan OlahragaWartawan Nasional (Porwanas) XI/2013 di Banjarmasin, September mendatang, mampu mengukir sejarah dengan merebut medali. Harapan itu disampaikan Salomo ketika menyaksikan tiga pebiliar PWI Sumut mengikuti Pemusatan Latihan Daerah (Pelatda) di Puslat POBSI Sumut, Jl Kapten Pattimura Medan, akhir pekan lalu. Ketiga atlet Porwanas PWI Sumut tersebut adalah Edward Thahir (Waspada), Edy Sormin (Koran Medan), dan Asril Tanjung (Andalas). Dengan Pelatda yang telah dilaksanakan tiga kali seminggu setiap Senin, Rabu, dan Jumat didampingi pelatih Akuang, atlet-atlet PWI Sumut diharapkan memiliki bekal yang cukup, sehingga mampu memberikan yang terbaik bagi daerah, khususnya PWI Sumut. “Saya yakin dengan persiapan matang didukung tangan dingin pelatih Akuang, sejarah untuk merebut medali Porwanas di Banjarmasin dapat terwujud,” tegas Salomo yang juga Ketua Umum Pengprov POBSI Sumut itu. Akuang, pelatih atlet biliar PWI Sumut, menyebutkan telah memberikan dasar-dasar
tang negara ini,” tandas pria berusia 40 tahun itu tak lupa menyebut SUGBK sebagai rumah kedua Liverpool. (m33/lfc/goal)
permainan biliar kepada ketiga atlet yang akan berlaga di Porwanas di Banjarmasin nantinya. “Semoga teori dan praktik yang saya berikan bisa diterapkan para atlet dalam menghadapi lawan-lawan mereka saat bertanding,” ujar Akuang. Komandan Pelatda PWI Sumut, SR Hamonangan Panggabean, mengapresiasi semangat para pebiliar wartawan Sumut menjalani Pelatda persiapan mengikuti Porwanas XI di Banjarmasin nanti. “Semangat para atlet mengikuti Pelatda cukup baik. Ini mereka buktikan dengan lebih dulu menggelar latihan. Artinya, sebelum Pelatda PWI Sumut diresmikan akhir Juni lalu, mereka sudah berlatih bersama. Kita berharap hal ini menjadi pertanda positif untuk perolehan prestasi di Porwanas nanti,” ujarnya. Monang juga menjelaskan, selain biliar, atletatlet cabor lain yang akan diberangkatkan PWI Sumut ke Porwanas, seperti futsal, tenis meja, bulutangkis, catur, dan atletik juga serius menjalani latihan di bulan Ramadhan. “Kami berterimakasih kepada pengprovpengprov olahraga atas kerjasamanya menunjuk pelatih menangani atlet Pelatda. Meski pelaksanaan Porwanas kian dekat, kami berharap kekurangan tim dapat diminimalisir dari latihan-latihan yang dilakukan,” tutup Monang. (m15)
BANDA ACEH (Waspada): Sudah menjadi tradisi saban bulan suci Ramadhan, Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Aceh menggelar buka bareng (bukber) bersama pelaku olahraga dan atlet. “Seperti biasa, buka puasa bersama ini ajang silaturrahmi antara sesama insan olahraga,” ujar H Zainuddin Hamid kepada Waspada di kediamannya di bilangan Jl Sudriman, Keutapang, Sabtu (21/7).
Buka puasa tersebut dihadiri sejumlah petinggi Aceh sepertiWakil Ketua DPRA H Sulaiman Abda, Kapolda dan Wakapolda, mewakili Kodam Iskandar Muda, Bupati Aceh Besar serta mantan pengurus KONI Aceh. Selain itu, acara tersebut juga dihadiri pengurus cabang olahraga serta atlet. “Buka puasa ini boleh dibilang dalam kondisi penuh keprihatinan, karena sampai kini anggaran untuk Pra PORA be-
lum cair, sedangkan waktu sudah kepepet,” ujar seorang pengurus. Kata dia, melihat kondisi yang sedang terjadi sekarang, besar kemungkinan Pekan Olahraga Aceh (PORA) 2014 di Aceh Timur terancam. “Semua pihak tidak bisa bergerak karena tanpa dana. Info selengkapnya akan segera dipaparkan pimpinan KONI, tunggu saja,” pintanya. (b07)
PSSI Aceh Susun Jadwal Pra Pora BANDA ACEH (Waspada): Pengurus Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) Provinsi Aceh akan menata jadwal dan pembagian grup cabang sepakbola yang akan diperlombakan dalam pra Pekan Olahraga Aceh (Pra Pora). Sekretaris PSSI Aceh, HT Hermansyah, mengatakan pihaknya akan berembuk guna menuntaskan masalah Pra Pora cabang sepakbola pada Senin (22/7) ini. Direncanakan, babak penyisihan akan digelar Oktober mendatang. “Kita akan susun jadwal serta pembagian grup pada rapat nanti,” katanya menjawab Waspada usai buka puasa di rumah Ketua PSSI Aceh H Zainuddin Hamid bersama dengan insan olahraga, Sabtu (20/7). Menurut Herman, untuk calon tuan rumah Pra Pora, pihaknya berharap ada tujuh da-
Peserta Pra Pora Sepakbola Banda Aceh, Aceh Besar, Pidie, Pidie jaya, Bireuen, Lhokseumawe, Aceh Utara, Langsa, Aceh Tamiang, Aceh Singkil, Aceh Selatan, Nagan Raya, Aceh Barat, Simuelue, Aceh Jaya, Aceh Tengah, Sabang, Aceh Barat Daya, Subulussalam, Gayo Lues, Aceh Tenggara, Bener Meriah, dan Aceh Timur (tuan rumah langsung lolos). erah yang mengajukan diri, sebab bila 22 tim yang tampil bisa dibagi dalam tujuh grup. Sedangkan yang menjadi juara grup langsung lolos. “Agar tidak mengurus biaya, calon tuan rumah masing-masing grup akan ditempatkan secara geografis,” sebutnya menambahkan bila ada tujuh grup berarti salah satu grup berisi empat tim. “Skenario ini bisa berubah, tergantung berapa tim yang mendaftar dan berapa kabupaten/kota yang mengajukan diri sebagai tuan rumah untuk menyusun grup,” ungkap Herman
yang tetap bersikukuh informasi lengkap bisa diambil setelah pihaknya bermusyawarah. Kata Hermansyah, sesuai petunjuk KONI Aceh tentang jumlah kuota untuk Pora 2014 sebanyak delapan tim lolos. Sementara itu, Aceh Timur sebagai tuan rumah langsung lolos ke Pora XII pada tahun depan. Makanya, jumlah kuota tim yang lolos untuk mengikuti Pora 2014 sebanyak tujuh tim dari Pra Pora 2013. Ini berbeda dengan sebelumnya di mana semua tim tampil saat Pora atau dulu namanya Porda. (b07)
Sport
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Salomo Optimis Emas Biliar Porwanas XI/2013
Waspada/ist
MANAJER Tim Biliar PWI Sumut Salomo TR Pardede SE (kanan) dan ketiga atlet diabadikan bersama, Minggu (21/7).
MEDAN (Waspada): Manajer Tim Biliar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Cabang Sumatera Utara, Salomo TR Pardede SE, mengharapkan atlet biliar Sumut yang dipersiapkan menghadapi Pekan OlahragaWartawan Nasional (Porwanas) XI/2013 di Banjarmasin, September mendatang, mampu mengukir sejarah dengan merebut medali. Harapan itu disampaikan Salomo ketika menyaksikan tiga pebiliar PWI Sumut mengikuti Pemusatan Latihan Daerah (Pelatda) di Puslat POBSI Sumut, Jl Kapten Pattimura Medan, akhir pekan lalu. Ketiga atlet Porwanas PWI Sumut tersebut adalah Edward Thahir (Waspada), Edy Sormin (Koran Medan), dan Asril Tanjung (Andalas). Dengan Pelatda yang telah dilaksanakan tiga kali seminggu setiap Senin, Rabu, dan Jumat didampingi pelatih Akuang, atlet-atlet PWI Sumut diharapkan memiliki bekal yang cukup, sehingga mampu memberikan yang terbaik bagi daerah, khususnya PWI Sumut. “Saya yakin dengan persiapan matang didukung tangan dingin pelatih Akuang, sejarah untuk merebut medali Porwanas di Banjarmasin dapat terwujud,” tegas Salomo yang juga Ketua Umum Pengprov POBSI Sumut itu. Akuang, pelatih atlet biliar PWI Sumut, menyebutkan telah memberikan dasar-dasar
A11
permainan biliar kepada ketiga atlet yang akan berlaga di Porwanas di Banjarmasin nantinya. “Semoga teori dan praktik yang saya berikan bisa diterapkan para atlet dalam menghadapi lawan-lawan mereka saat bertanding,” ujar Akuang. Komandan Pelatda PWI Sumut, SR Hamonangan Panggabean, mengapresiasi semangat para pebiliar wartawan Sumut menjalani Pelatda persiapan mengikuti Porwanas XI di Banjarmasin nanti. “Semangat para atlet mengikuti Pelatda cukup baik. Ini mereka buktikan dengan lebih dulu menggelar latihan. Artinya, sebelum Pelatda PWI Sumut diresmikan akhir Juni lalu, mereka sudah berlatih bersama. Kita berharap hal ini menjadi pertanda positif untuk perolehan prestasi di Porwanas nanti,” ujarnya. Monang juga menjelaskan, selain biliar, atletatlet cabor lain yang akan diberangkatkan PWI Sumut ke Porwanas, seperti futsal, tenis meja, bulutangkis, catur, dan atletik juga serius menjalani latihan di bulan Ramadhan. “Kami berterimakasih kepada pengprovpengprov olahraga atas kerjasamanya menunjuk pelatih menangani atlet Pelatda. Meski pelaksanaan Porwanas kian dekat, kami berharap kekurangan tim dapat diminimalisir dari latihan-latihan yang dilakukan,” tutup Monang. (m15)
Gerrard Salut Kegigihan Garuda JAKARTA (Waspada): Kapten Liverpool, Steven Gerrard, mengaku dirinya menjalani laga yang sulit saat melawan Indonesia XI di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7) malam. Namun, dirinya mengaku senang bisa bermain kembali di depan suporter yang luar biasa. The Reds memang berhasil mengalahkan Indonesia 2-0, namun tim besutan Brendan Rodgers ini sempat dibuat kesulitan oleh permainan yang diperagakan Titus Bonai cs. Secara keseluruhan, Indonesia tampil jauh lebih baik ketimbang saat dibantai Arsenal 7-0. “Pertandingan yang sulit. Tidak ada udara untuk bernapas
dan pemulihan setelah berlari panjang serta latihan sangat sulit. Jadi kaki ini berat, namun kami lega memenangkan pertandingan,” jelas Gerrard kepada LFC TV, Minggu (21/7). Pertandingan ini merupakan penampilan perdana Gerrard setelah mengalami cedera bahu pada Mei lalu. Bahkan demi memuaskan pendukung fanatik Reds yang juga dikenal dengan sebutan Liverpudlians, Gerrard memberanikan diri
untuk merumput selama 45 menit. “Senang bisa bermain lagi di depan semua pendukung kami. Bahuku sudah membaik, sehingga senang bisa mendapatkan kesempatan bermain selama 45 menit. Mudah-mudahan, aku mendapatkan waktu bermain lebih banyak di Australia,” tutur gelandang tangguh asal Inggris tersebut. Pelatih Brendan Rodgers juga mengungkapkan sekilas pendapatnya tentang sepakbola Indonesia selepas pertandingan. Manajer berusia 40 tahun tersebut menyarankan Indonesia untuk terus melanjutkan pembinaan usia muda, mengingat potensialnya para young-
ster tim Garuda. “Saya pikir Indonesia sangat baik. Anda bisa melanjutkan pekerjaan bersama pemain muda Anda, beri mereka banyak pengalaman di setiap kesempatan,” ujar Rodgers. “Saya benar-benar terkesan dengan sikap, kualitas dan kerendahan hati para pemain Indonesia dan saya yakin dalam beberapa tahun mereka bisa berkembang sebagai bangsa,” puji sang pelatih. Setelah menyelesaikan turnya di Indonesia, The Kop melanjutkan perjalanannya ke Australia. Di sana, mereka akan berhadapan dengan Melbourne Victory pada 24 Juli nanti. (m33/lfc)
BTN Rilis Skuad Vs Chelsea JAKARTA (Waspada): Badan Tim Nasional (BTN) PSSI telah merilis 22 pemain Indonesia XI untuk berhadapan dengan Chelsea pada Kamis (25/ 7) nanti. Dari 22 pemain, 11 di antaranya merupakan pemain Timnas U-23. Para pemain akan mulai berkumpul pada Senin (22/7) dan memulai latihan perdana pada malam harinya di Lapangan Soetasoma 77, Kompleks AU, Halim Perdanakusuma, Jakarta. Pada Selasa (23/7) sore dan Rabu (24/7) malam, Indo-
nesia XI kembali menjalani latihan untuk persiapan laga kontra The Blues. Empat pemain yang sebelumnya dipilih masuk tim, yakni M Arsyad, Ferinando Pahabol, Syahrizal, dan Johan Ahmat Farizi tak bisa ikut ambil bagian karena berbagai alasan. Arsyad dan Pahabol mengalami cedera, sedangkan Syahrizal dan Farizi membela klub Persija Jakarta. Penjaga gawang tetap dipercayakan kepada Kurnia Meiga didampingi sejumlah pemain yang juga tampil melawan Li-
Skuad Indonesia XI Melawan Chelsea Kurnia Meiga (Arema), Hasim Kipuw (Arema), Rizki Pellu (PBR), Bayu Gatra Sanggiawan (Persisam), Egi Melgiansyah (Arema), Rasyid Bakri (PSM), Andik Vermansyah (Persebaya 1927), Hendra Adi Bayauw (Semen Padang), Alam Syamsir (DC United), Agung Supriyanto (Persijap), Seftia Hadi (Mitra Kukar), M Roby (Persisam), Victor Chukwuekezie Igbonefo (Arema), Raphael Maitimo (Mitra Kukar), Ruben Sanadi (Persipura), Ahmad Bustomi (Mitra Kukar), Ferdinand Sinaga (Persisam), Titus Bonai (Semen Padang), Ajisaka (PSS), Purwaka Yudhi (Arema), Hamka Hamzah (Mitra Kukar), dan Greg Nwokolo (Arema) verpool, 20 Juli lalu, yakni Hasim Kipuw,Victor Igbonefo (Arema), Rizki Pellu (PBR), M Roby, Ferdinand Sinaga (Persisam), Raphael
Maitimo, Ahmad Bustomi (Mitra Kukar), Ruben Sanadi (Persipura), dan Titus Bonai (Semen Padang). (m33/ini)
Laga Amal Untuk Almarhum Wibisono Pemprovsu/PSSI Hadapi Mantan PSMS MEDAN (Waspada): Para pembina dan pecinta sepakbola di Sumatera Utara akan menggelar pertandingan amal untuk mengenang jasa almarhumWibisono, mantan bintang PSMS Medan era 1960-1970-an yang wafat 6 Juli lalu. Laga amal yang diprakarsai Sekda Provsu H Nurdin Lubis MM dan mantan pemain PSMS Parlin Siagian itu akan berlangsung di Stadion Teladan Medan, Kamis (25/7). Laga ini memper-
temukan tim gabungan Pemprovsu dan Asosiasi PSSI Sumut melawan mantan pemain PSMS. “Pertandingan amal ini bertujuan mengenang jasa-jasa almarhum Wibisono yang telah membawa harum nama PSSI dan PSMS Medan di tingkat nasional dan internasional,” ungkap Ketua Panitia, Drs Azam Nasution MAP, Minggu (21/7). Dikatakan, nantinya panitia akan menjual tiket seharga Rp5
ribu. Uang hasil penjualan tiket plus sumbangan dari para pembina dan pecinta sepakbola di Sumut akan diberikan langsung kepada keluarga almarhum yang turut sukses menjadi pelatih Ayam Kinantan dengan menjuarai Piala Perserikatan 1983. “Dalam pertandingan nanti, tim Pemprovsu/Asosiasi PSSI Sumut akan dikoordinir Sekretaris Disporasu, Sakiruddin, didukung pejabat utama Pem-
provsu seperti Sekda Provsu Nurdin Lubis dan Ketua Asosiasi PSSI Sumut Kamaluddin Harahap. Tim mantan pemain PSMS dikoordinir Parlin Siagian serta turut diperkuat H Nobon, Sunardi A, Sunardi B, Suharto, dan lainnya,” tambah Azam. Laga tersebut akan berlangsung pukul 16.00 WIB dan diakhiri dengan acara berbuka puasa bersama. (m42)
Antara
KAPTEN Liverpool FC, Steven Gerrard (2 kanan), memberi salam kepada para Liverpudlians yang memadati Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan Jakarta, Sabtu (20/7) malam.
M Roby Bangga Kapten Indonesia XI JAKARTA (Waspada): Bek Indonesia XI, M Roby, merasa bangga dipercaya mengemban tugas sebagai kapten melawan Liverpool FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7) malam. Meski bukan laga resmi, ini untuk pertama kalinya Roby menjadi kapten di bawah asuhan Jacksen F Tiago. Sayangnya, debut Roby berakhir dengan kekalahan. Indonesia XI menyerah dua gol tanpa balas. Kedua Liverpool yang mendapat sambutan luar biasa itu masing-masing dicetak oleh Philippe Coutinho dan Raheem Sterling. “Aku bangga menjadi kapten. Ini berbeda dari jabatan di klub. Kalaudiklubhanyamewakilima-
Rodgers: Kami Serasa Main Di Anfield JAKARTA (Waspada): Kekaguman Brendan Rodgers kepada penonton Indonesia diungkapkannya dalam konferensi pers usai pertandingan di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7) malam. Menurut Rodgers, atmosfer di stadion begitu mengagumkan sehingga dirinya merasa seperti berada di Merseyside, tempat di mana Liverpool berasal. Dia juga menganggap Indonesia punya masyarakat yang ramah. “Crowd di sini menakjubkan, atmosfernya mengagumkan. Mirip di Stadion Anfield, sangat menyenangkan bisa ada di sini,” kata Rodgers kepada wartawan. “Ini negara yang indah, kami disambut dengan sangat luar biasa. Kami tidak akan melupakan ini. Jadi seluruh pelatih, staf, dan tim ingin mengucapkan terima kasih,” tuturnya sembari berharap timnya dapat berkunjung lagi tahun depan. Berdasarkan sumber resmi Liverpool, Indonesia tercatat memiliki jumlah suporter terbanyak di dunia. Jumlah fans di Indonesia (lebih dari 1,3 juta orang), mengalahkan Inggris (1,17 juta), notabene negara asal The Reds. Peringkat ketiga dan keempat masing-masing ditempati Thailand (843 ribu) dan Malaysia (800 ribu). Penghitungan tersebut merujuk pada data yang berasal dari akun facebook resmi The Reds. Lebih dari 1 juta orang
syarakat Samarinda.Tapi, kapten sekarang mewakili Indonesia,” jelas Roby, Minggu (21/7). “Saat diganti pada babak kedua, aku memberikan ban kapten kepada Kurnia Meiga. Itu instruksi dari pelatih, apalagi Boaz (Salossa) baru masuk. Jadi, aku disuruh berikan ban kapten kepada Kurnia,” lanjutnya. Pada laga itu, Roby merasa penampilan tim membaik usai kekalahan telak 0-7 dari Arsenal, 14 Juli lalu. Roby pun berharap penampilan tim asuhan Jacksen F Tiago terus membaik jelang kualifikasi Piala Asia 2015. “Kami mungkin belajar dari kesalahan.Walaupun kami masih belum sempurna, setidaknya kami sudah mencapai permainan cukup baik, jadi pemain tidak merasa grogi. Hal ini baik untuk laga kualifikasi Piala Asia 2015 mendatang,” pungkasnya. (m33/kcm)
Antara
KAPTEN Indonesia XI M Roby (kiri) dan Victor Igbonefo (kanan) berebut bola dengan striker Liverpool FC Luis Alberto dalam laga persahabatan di Stadion Utama Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7).
Indonesia Juarai FIBA 3X3 Seri Jepang JAKARTA (Antara): Indonesia yang diwakili Tim Jakarta menjuarai turnamen bola basket tiga lawan tiga FIBA 3x3 2013 Seri Tokyo, Jepang, 20-21 Juli, setelah mengalahkan wakil tuan rumah Tim Nagoya 17-15 di babak final. Siaran pers Pengurus Pusat Persatuan Bola Basket Seluruh Indonesia (PP Perbasi) yang diterima di Jakarta, Minggu (21/ 7), menyebutkan Indonesia mengalahkan tim-tim terkuat yang mewakili Rusia, Lebanon, Selandia Baru, China,Taiwan dan tuan rumah Jepang. Dengan menjuarai Seri Tokyo, tim 3x3 Indonesia yang diper-
kuatWijaya Saputra,Vinton Nollan Surawi, Fandi Andhika Ramadhani dan Rizky Effendi, berhak melaju ke babak Grand Final di Istanbul, Turki, 4-5 Oktober 2013 bersama Tim Nagoya. Rizky pun mengaku bangga dapat mengibarkan Merah Putih di Tokyo. “Kerja keras dan pengorbanan anak-anak tidak sia-sia. Kami berhasil mengukir sejatah di dunia bola basket Indonesia, dengan menjadi juara dunia,” ucapnya. Sekretaris Jenderal PP Perbasi, Agus Mauro, yang ikut mendampingi Tim Jakarta berlaga di Tokyo, menyatakan
apresiasinya atas perjuangan Rizky cs. “Mereka bermain luar biasa, tidak pernah saya bermimpi Indonesia menjadi juara dunia, tapi mereka membuktikannya. Salut untuk mereka,” pujinya. Rangkaian selanjutnya dari FIBA 3x3 2013 adalah Seri San Juan di Puerto Riko yang akan berlangsung pada 10-11 Agustus.Disusul Seri Prague di Republik Ceko (24-25 Agustus), Seri Laussane di Swiss (30-31 Agustus), Seri Rio de Janeiro di Brazil (14-15 September) dan ditutup Grand Final di Istanbul, Turki.
Tanpa Penyalaan Api Pembukaan Dan Penutupan ISG 2013
Antara
SUPORTER Liverpool FC menyalakan kembang api dan melambaikan atribut klub kesayangan mereka saat menyaksikkan laga Indonesia XI vs Liverpool FC di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Sabtu (20/7) malam. di Indonesia, menyatakan kegemarannya pada klub yang berdiri sejak 15 Maret 1892 tersebut. Rodgers pun menjadikan Indonesia ke depan sebagai sa-
lah satu tujuannya untuk berlibur. Sang pelatih mengaku akan menceritakan pengalamannya kepada rekan-rekan maupun famili saat berada di Indonesia.
“Jika ada kesempatan jalanjalan, tentu ini akan jadi pilihan. Keramahan di sini, kami sangat dijamu selama di sini. Saya akan katakan pada semua orang ten-
tang negara ini,” tandas pria berusia 40 tahun itu tak lupa menyebut SUGBK sebagai rumah kedua Liverpool. (m33/lfc/goal)
PALEMBANG (Antara): Upacara pembukaan dan penutupan Islamic Solidarity Games III di Palembang, 22 September-1 Oktober 2013, tanpa penyalaan kaldron dan pesta kembang api. “Seperti pelaksanaan yang pertama, ISG tidak memperkenankan adanya penyalaan api sebagai wujud suatu perayaan karena dianggap sebagai bentuk pemujaan kepada dewa api,” kata Muddai Madang, Ketua Umum KONI Sumatera Selatan, Minggu (21/7).
Lantaran ketentuan itu, Indonesia selaku penyelenggara akan menyiapkan acara pembukaan dan penutupan bernuansa Islami. Namun dia menjamin, acara tetap bakal meriah karena Sumsel sebagai tuan rumah berencana menampilkan budaya khas daerah. “Jika dibanding dengan SEA Games 2011 lalu memang tidak akan semeriah itu. Karena pada ISG ini banyak koridor yang harus diikuti, seperti tanpa pesta kembang api,” ujar mantan Ketua Panitia Pelaksana SEA Games
Indonesia (InaSOC) Sumsel tersebut. Namun dia melihat sisi positifnya, yakni akan menghemat dana pelaksanaan ISG. “Pada SEA Games lalu dialokasikan dana untuk acara pembukaan dan penutupan sebesar Rp130 miliar, sementara untuk ISG hanya Rp20 miliar,” jelasnya. “Dana ini sudah termasuk dalam total Rp80 miliar yang direncanakan akan diberikan APBN kepada Sumsel selaku penyelenggara,” katanya menambahkan.
Sport
A12
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Bradl Pasang Target CALIFORNIA, AS (Waspada): Kepuasan ditunjukkan rider LCR Honda, Stefan Bradl, setelah memastikan diri merebut pole position MotoGP AS di Sirkuit Laguna Seca, Minggu (21/7) (Senin dinihari WIB). Bradl pun mengalahkan pebalap yang tengah naik daun, Marc Marquez (Repsol Honda). Bradl, rider berusia 23 tahun asal Jerman, terpaut 0,017 detik dari Marquez yang akan mengawali lomba sebagai runner-up. Untuk pertama kali dalam kariernya di ajang MotoGP, Bradl merebut posisi terdepan. “Perasaan saya sungguh PEBALAP LCR Honda Stefan Bradl (kanan) optimis naik podium di MotoGP AS, Senin (22.7) dinihari WIB. -motogp-
luar biasa. Ini pole position pertama saya di kelas MotoGP,” kata Bradl, Minggu (21/7). Menurut Bradl, hasil ini tidak lepas dari penampilan kompetitifnya sepanjang akhir pekan. Dikatakan, kunci sukses bisa menempati posisi pole tidak bisa dipisahkan dari aksinya melewati tikungan terakhir dengan kecepatan optimal. “Jarak waktu dengan Marquez sangat dekat, hanya beberapa ratus detik. Tapi saya bisa melewati tikungan terakhir de-
Rekor Chelsea Masih Mulus KUALA LUMPUR (Waspada): Chelsea lagi-lagi meraih kemenangan dalam tur pramusimnya di Benua Asia. Melawan Malaysia XI, The Blues yang kini kembali ditangani Jose Mourinho menang 4-1, Minggu (21/7). Sebelumnya, Chelsea berhasil meraih kemenangan 1-0 lawan Singha All Stars di Bangkok. Kini, The Blues mengalahkan Malaysia XI lewat gol Bertand Traore, Kevin de Bruyne, Romelu Lukaku, dan Victor Moses. Chelsea mencetak gol pertama saat pertandingan mema-
suki menit keenam. Umpan tarik De Bruyne dari sayap kanan mampu diselesaikan dengan baik oleh Traore, pemain muda berusia 17 tahun. Menit 29, The Blues menggandakan keunggulan. Umpan panjang dari Mark Schwarzer disambut sundulan Lukaku. Lepas dari pengawalan, De Bruyne melepaskan tendangan voli keras tanpa mampu dihalau kiper lawan. Lukaku mencetak gol ketiga di masa injury time babak pertama. Memanfaatkan umpan terobosan Traore, pemain berkebangsaan Belgia itu lolos pe-
rangkap offside dan mudah mencetak gol. Di babak kedua, tim besutan Mourinho yang kini mengklaim dirinya sebagai The Godfather mengganti hampir semua pemainnya. Beberapa peluang tercipta melalui Eden Hazard, Demba Ba, dan Andre Schurrle. Namun, ketiga pemain tersebut gagal menambah gol. Gol keempat baru tercipta jelang laga berakhir melalui Victor Moses. Memasuki masa injury time, Malaysia XI mendapat gol hiburan. Setelah Bangkok dan Malaysia, Chelsea akan melanjutkan tur ke Indonesia.
Di Jakarta, John Terry cs akan melawan Indonesia XI pada 25 Juli mendatang. (m33/ap)
AP
KAPTEN Chelsea John Terry (kiri) mengawal striker Malaysia XI Norsharul Idlan Talaha dalam laga persahabatan di Stadion Shah Alam, Kuala Lumpur, Minggu (21/7).
Pasang Iklan Telp. 4528431 HP. 081370328259 Email: iklan_waspada@yahoo.co.id
ngan cepat. Harapan saya untuk menempati posisi terdepan bisa terpenuhi,” beber Bradl. Sukses menempati pole membuat Bradl mulai berani memasang target tinggi untuk mengakhiri lomba di atas podium. Meskipun, Bradl sendiri menyadari betul tidak mudah untuk mencapai ambisi itu. “Persaingan menuju podium sangat ketat. Tentu saja, saya akan berusaha keras agar tetap bertahan di posisi terdepan. Saya merasa kami memiliki paket motor luar biasa dan saya telah menemukan kenyamanan dengan motor ini,” lanjut rider Jerman itu. Kendati gagal merebut pole position, Marquez tidak pernah kehilangan kepercayaan diri bisa mendapatkan hasil optimal di Laguna Seca nanti. Debutan MotoGP itu bahkan mengaku menyukai karakteristik
Hasil Kualifikasi MotoGP AS Stefan Bradl
Jerman/LCR Honda
1:21.176
Marc Marquez Alvaro Bautista
Spanyol/Repsol Honda Spanyol/Honda Gresini
1:21.193 1:21.373
Valentino Rossi
Italia/Yamaha Factory
1:21.418
Cal Crutchlow
Inggris/Yamaha Tech 3
1:21.420
Jorge Lorenzo Dani Pedrosa
Spanyol/Yamaha Factory Spanyol/Repsol Honda
1:21.453 1:21.728
Andrea Dovizioso
Italia/Ducati Team
1:22.026
Bradley Smith
Inggris/Yamaha Tech 3
1:22.075
Nicky Hayden Aleix Espargaro
AS/Ducati Team Spanyol/Power Aspar
1:22.090 1:22.099
Randy De Puniet
Prancis/Power Aspar
sirkuit. Sempat diragukan absen tampil di Laguna Seca, Jorge Lorenzo dan Dani Pedrosa memenuhi janji memuaskan pendukungnya. Mengawali lomba
-
nanti, Lorenzo yang juga juara bertahan berada di posisi enam dan Pedrosa yang merupakan tandem Marquez memulai balap dari urutan ketujuh. (m33/mgp)
Sport
A12
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Bradl Pasang Target CALIFORNIA, AS (Waspada): Kepuasan ditunjukkan rider LCR Honda, Stefan Bradl, setelah memastikan diri merebut pole position MotoGP AS di Sirkuit Laguna Seca, Minggu (21/7) (Senin dinihari WIB). Bradl pun mengalahkan pebalap yang tengah naik daun, Marc Marquez (Repsol Honda). Bradl, rider berusia 23 tahun asal Jerman, terpaut 0,017 detik dari Marquez yang akan mengawali lomba sebagai runner-up. Untuk pertama kali dalam kariernya di ajang MotoGP, Bradl merebut posisi
terdepan. “Perasaan saya sungguh luar biasa. Ini pole position pertama saya di kelas MotoGP,” kata Bradl, Minggu (21/7). Menurut Bradl, hasil ini tidak lepas dari penampilan
kompetitifnya sepanjang akhir pekan. Dikatakan, kunci sukses bisa menempati posisi pole tidak bisa dipisahkan dari aksinya melewati tikungan terakhir dengan kecepatan optimal. “Jarak waktu dengan Marquez sangat dekat, hanya beberapa ratus detik. Tapi saya bisa melewati tikungan terakhir dengan cepat. Harapan saya untuk menempati posisi terdepan bisa terpenuhi,” beber Bradl. Sukses menempati pole membuat Bradl mulai berani memasang target tinggi untuk mengakhiri lomba di atas podium. Meskipun, Bradl sendiri menyadari betul tidak mudah untuk mencapai ambisi itu.
Hasil Kualifikasi MotoGP AS Stefan Bradl Marc Marquez Alvaro Bautista Valentino Rossi Cal Crutchlow Jorge Lorenzo Dani Pedrosa Andrea Dovizioso Bradley Smith Nicky Hayden Aleix Espargaro Randy De Puniet
Jerman/LCR Honda Spanyol/Repsol Honda Spanyol/Honda Gresini Italia/Yamaha Factory Inggris/Yamaha Tech 3 Spanyol/Yamaha Factory Spanyol/Repsol Honda Italia/Ducati Team Inggris/Yamaha Tech 3 AS/Ducati Team Spanyol/Power Aspar Prancis/Power Aspar
“Persaingan menuju podium sangat ketat. Tentu saja,
Pedrosa Andalkan Penahan Sakit CALIFORNIA, AS (Waspada): Dani Pedrosa (foto) harus memakai painkiller (penahan rasa sakit) untuk bisa melakoni sesi kualifikasi MotoGP AS di Sirkuit Laguna Seca, akhir pekan ini. Pun begitu, rider asal Spanyol ini bertekad tampil maksimal. Pedrosa mengalami kecelakaan di sesi latihan bebas ketiga MotoGP Jerman, pekan lalu. Akibatnya, dia mengalami retak minor pada tulang selangka kirinya. Pada akhirnya, Pedrosa absen dari balapan karena masih pusing dan tekanan darahnya menurun. Akibat cedera tersebut, Pedrosa pun memilih absen di sesi latihan bebas. Kepada wartawan, Pedrosa menyebut dengan kondisi seperti itu, dirinya memang tidak bisa memaksakan diri untuk membalap. “Saya hanya ingin turun di sesi latihan bebas yang menjadi kunci pada lomba nanti,” ujarnya, Minggu (21/7). Alhasil, Pedrosa turun di sesi kualifikasi dan menoreh catatan waktu 1:21,728 detik. Dengan catatan waktu itu, tandem Marc Marquez tersebut akan mengawali MotoGP AS dari urutan ketujuh. “Saya tidak dalam berada dalam kondisi terbaik, tapi bisa saja berubah jadi lebih buruk. Sekarang saya berada di sini dan mendapatkan bantuan lewat painkiller untuk membuat rasa sakit saya menjadi minimum. Kini, saya akan berusaha dan
mgp
membalap lebih lama sampai finish,” kata pebalap asal Spanyol ini. Musim ini, Pedrosa sudah lima kali naik podium. Dua di antaranya terjadi di MotoGP Spanyol dan satu lagi di Prancis saat tampil sebagai pemenang. (m33/mgp)
1:21.176 1:21.193 1:21.373 1:21.418 1:21.420 1:21.453 1:21.728 1:22.026 1:22.075 1:22.090 1:22.099 -
saya akan berusaha keras agar tetap bertahan di posisi terdepan. Saya merasa kami memiliki paket motor luar biasa dan saya telah menemukan kenyamanan dengan motor ini,” lanjut rider Jerman itu. Kendati gagal merebut pole position, Marquez tidak pernah kehilangan kepercayaan diri bisa mendapatkan hasil optimal di Laguna Seca nanti. Debutan MotoGP itu bahkan mengaku menyukai karakteristik sirkuit. Sempat diragukan absen tampil di Laguna Seca, Jorge Lorenzo dan Dani Pedrosa memenuhi janji memuaskan pendukungnya. Mengawali lomba nanti, Lorenzo yang juga juara bertahan berada di posisi enam dan Pedrosa yang merupakan tandem Marquez memulai balap dari urutan ketujuh. (m33/mgp)
Pasang Iklan Telp. 4528431 HP. 081370328259
Email: iklan_waspada@yahoo.co.id
mgp
PEBALAP LCR Honda Stefan Bradl (kanan) optimis naik podium di MotoGP AS, Senin (22/7) dinihari WIB.
Sumatera Utara
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Kota
Zhuhur ‘Ashar
Medan B. Aceh Binjai Bireuen B. Pidie G. Sitoli K. Jahe Kisaran Kutacane Langsa
12:33 12:47 12:34 12:41 12:41 12:38 12:34 12:30 12:36 12:36
15:58 16:11 15:59 16:05 16:05 16:02 15:59 15:54 16:01 16:00
Magrib 18:43 18:59 18:44 18:53 18:52 18:44 18:43 18:38 18:46 18:47
‘Isya
Imsak
Shubuh Syuruq
Kota
19:56 20:13 19:57 20:07 20:05 19:57 19:56 19:52 20:59 20:01
04:52 05:02 04:53 04:57 04:57 04:00 04:53 04:49 04:55 04:53
05:01 05:11 05:02 05:06 05:07 05:10 05:03 04:59 05:05 05:03
L.Seumawe 12:39 L. Pakam 12:33 Sei Rampah12:32 Meulaboh 12:43 P.Sidimpuan12:31 P. Siantar 12:32 Balige 12:32 R. Prapat 12:28 Sabang 12:46 Pandan 12:33
06:22 06:32 06:22 06:27 06:28 06:29 06:23 06:19 06:25 06:23
Zhuhur ‘Ashar 16:04 15:57 15:56 16:08 15:55 15:56 15:56 15:53 16:11 15:57
B1
Magrib
‘Isya
Imsak
Shubuh Syuruq
Kota
Zhuhur ‘Ashar
Magrib
‘Isya
Imsak
Shubuh Syuruq
Kota
Zhuhur
‘Ashar
Magrib
‘Isya
Imsak
Shubuh Syuruq
18:52 18:42 18:42 18:54 18:37 18:40 18:40 18:36 19:00 18:40
20:05 19:55 19:55 20:07 19:50 19:54 19:53 19:49 20:13 19:53
04:55 04:51 04:50 04:00 04:53 04:51 04:52 04:49 04:00 04:54
05:05 05:01 04:59 05:10 05:03 05:01 05:02 04:59 05:10 04:04
Sibolga Sidikalang Sigli Singkil Stabat Takengon T.Balai Tapaktuan Tarutung T.Tinggi
12:33 12:34 12:44 12:37 12:34 12:41 12:29 12:39 12:32 12:31
18:40 18:43 18:56 18:45 18:44 18:52 18:38 18:48 18:40 18:41
19:53 19:56 20:11 19:58 19:57 20:06 19:51 20:02 19:53 19:54
04:54 04:53 04:58 04:56 04:51 04:56 04:47 04:57 04:52 04:50
05:03 05:03 05:08 05:06 05:01 05:06 04:57 05:07 05:02 04:59
Panyabungan Teluk Dalam Salak Limapuluh Parapat GunungTua Sibuhuan Lhoksukon D.Sanggul Kotapinang AekKanopan
12:30 12:37 12:35 12:30 12:32 12:29 12:29 12:39 12:33 12:28 12:29
15:54 16:01 16:59 15:55 15:57 15:54 15:54 16:04 15:58 15:52 15:54
18:35 18:42 18:43 18:39 18:41 18:36 18:35 18:51 18:41 18:35 18:37
19:48 19:55 19:56 19:53 19:54 19:49 19:48 20:04 19:54 19:48 19:50
04:52 04:00 04:54 04:49 04:52 04:51 04:51 04:54 04:53 04:48 04:49
05:03 05:10 05:05 04:59 05:02 05:02 05:02 05:05 05:04 04:59 04:00
06:25 06:21 06:20 06:31 06:23 06:21 06:22 06:19 06:32 06:24
15:57 15:59 16:08 16:01 15:58 16:05 15:53 16:04 15:57 15:56
Dihisab oleh: Tim Ahli Badan Hisab dan Rukyat (BHR) Sumut
06:24 06:24 06:30 06:27 06:22 06:28 06:18 06:28 06:23 06:20
06:22 06:30 06:25 06:19 06:22 06:21 06:21 06:25 06:23 06:19 06:19
Masyarakat Kwala Gebang Bongkar Bendungan Kawasan Mangrove STABAT (Waspada): Puluhan warga Desa Pantai Kwala Gebang Kab. Langkat membongkar bendungan di areal hutan mangrove yang dibangun pengusaha untuk memudahkan proses penanaman kelapa sawit. Aksi massa terkait keresahan anjloknya penghasilan nelayan tradisional disebabkan biota laut tidakdapatberkembangbiakkarena habitatnya dirusak dan pembendungan jalan menuju areal hutan bakau. Selain itu keresahan masyarakat lainnya juga terkait dampak air pasang yang semakin tinggi menggenangipemukimanakibat pembendungan. Pantauan Was-
pada, Jumat malam (19/7) warga menggunakan boat menuju areal yang dibendung di pulau yang berhadapan dari pemukiman mereka. Dengan peralatan cangkul masing-masing warga menyumbangkan tenaganya untuk membongkar bendungan, dengan tujuan agar air laut kembali mengalir ke kawasan mangrove. Meski upaya pembongkaran
diakui warga sulit karena pembendungan menggunakan alat berat beco, masyarakat tetap berusahasekuattenaga,sebabaparat penegak hukum dinilai tak juga tergugah untuk menegakkan peraturan. “Kami terus menentang kegiatan ilegal tersebut, tak akan kami biarkan begitu saja mereka bebas membabat mangrove dan mengusai areal yang bukan miliknya,” tegas Abdullah Atan dibenarkan warga lainnyaSahruddin,Maulana,Syahrial dan Arifin usai mencangkuli bendungan. Warga menambahkan, pembongkaran bendungan yang berjarak empat meter dari bibir pantai itu akan terus dila-
kukan. “Kami memilih malam hari untuk menghindari bentrok dengan penjaga areal yang disebut-sebut melibatkan oknum aparat,” ujar warga. Ditegaskan masyarakat, warga Desa Pantai Kwala Gebang tidaklah sama dengan warga desa pantai lainnya yang mungkin tak bias berbuat apa-apa dan hanya bungkam melihat penyimpangan oleh oknum pengusaha. Warga sudah berencana untuk menyandera alat berat yang membendung areal seperti aksi sebelumnya. Polisi diminta menasehati pengusaha jika tidak mau menyita alat berat sebelum warga beraksi,” kata Abdullah Atan. Sebelumnya Kadis Kehu-
Menko Kesra Agung Laksono Buka Puasa Bersama Masyarakat Sergai SEIRAMPAH (Waspada): Suatu kebanggaan tersendiri bagi Kab. Serdang Bedagai (Sergai) pada bulan suci Ramadhan 1434 Hijriyah ini mendapat kunjungan kerja Safari Ramadhan Menteri Koordinator Kesejahteraan Rakyat (Menko Kesra) DR HR Agung Laksono, yang sekaligus berkesempatan buka puasa bersama dengan masyarakat dari berbagai elemen di daerah ini. Rombongan terdiri dari Deputi Menko Kesra Bidang Penanggulangan Kemiskinan dan Pemberdayaan Masyarakat DR Sudzana Royat, M.Sc, Deputi Bidang Koordinator Kebudayaan, Pariwisata,PemudadanOlahraga DR Haswan Yunaz, SE, staf ahli Menko Kesra Bidang UMKM dan Ekonomi Kreatif Ir Wahnarno, Dirjen PAUDNI Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Prof. DR. Lydia Freyani Hawadi dan lainnya, disambut Bupati Sergai Ir H. Soekirman beserta jajarannya di halaman Kantor Bupati Sergai di Sei Rampah, baru-baru ini. Menko Kesra mengatakan kunjungan kerja agenda tahunan ini untuk meninjau, memantau dan berdialog langsung dengan masyarakat guna mengetahui kondisi kehidupan masyarakat secara nyata. Hal ini berkaitan dengan dampak dari kenaikan BBM bersubsidi yang salah satunya program Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM). Untuk Pemkab Sergai, Menko Kesra memberi apresiasi yang tinggikarenaterhitung18Juli2013 telah menyalurkan BLSM sebanyak 92,01 % dari 31.793 Rumah Tangga Sasaran (RTS).
Gubsu Janji Bantu Pembangunan Masjid Dan Pesantren
Waspada/Ist.
MENKO Kesra DR HR Agung Laksono didampingi Bupati Sergai Ir H. Soekirman meninjau pasar murah sembako pada kunjungan kerja Kemenko Kesra dalam rangka Safari Ramadhan Tahun 2013 di lapangan bola kaki Erry-Soekirman Desa Firdaus Kec. Sei Rampah. Sebelumnya Bupati Sergai Ir. H. Soekirman menjelaskan, kesejehteraan masyarakat Sergai cukup bagus, ditandai meningkatnya Pendapatan Daerah Regional Bruto (PDRB), meningkatnya angka Indeks Pembangunan Manusia (IPM), menurunnya angka pengangguran. Menko Kesra HR Agung Laksono secara simbolis menyerahkan bantuan Kemenko Kesra berupa BLM PNPM-MPd tahun 2013 senilai Rp20.050.000.000, bantuan Kredit Usaha Rakyat Rp36.000.000, CD dan Alquran Al-Hadi, kenang-kenangan berupa peralatan olah raga serta 100
Petasan Resahkan Warga Binjai BINJAI (Waspada): Suara ledakan petasan kian hari kian meresahkan warga, terutama yang sedang melaksanakan ibadah seperti sholat tarawih. Jamil, 68, warga Kelurahan Tangsi Kecamatan Binjai Kota, mengaku gerah dengan tingkah laku anak remaja yang tidak menghargai bulan Ramadhan dengan sengaja membakar petasan saat tarawih berlangsung, bahkan tak mengenal waktu. Hal ini menurutnya, terjadi dikarenakan banyaknya pedagang kaki lima (PKL) menjual petasan di sepanjang jalan Protokol Kota Binjai secara bebas, seperti tak tersentuh dan luput dari jangkauan petugas Satpol PP maupun petugas Polres Binjai, yang setiap hari melintasi kawasan itu.(a05)
Anggota Legislatif Berwenang Mengkritik Kinerja Eksekutif BINJAI (Waspada): Antasari dari F-PPP menjelaskan, Minggu (21/7),anggota legislatif berwenangmempertanyakan dan mengawasi serta mengkritik dan menyarankan hal-hal yang berkaitan dengan kinerja eksekutif. Begitu juga saat pemandangan umum dalam sidang paripurna, Antasari mempertanyakan berbagai masalah termasuk rekening PLN. “Kita ingin memperoleh penjelasan, berapa pendapatan dari PLN dari PPJ dan berapa rekening listrik Pemko Binjai yang harus dibayar. Ada perbedaan penjelasan PLN dengan Kadis Pendapatan, PLN Cabag Binjai menyebutkan minus mencapai Rp2 miliar tetapi pengakuan Tobertina, surplus, mana yang benar. Ini dipertanyakan pada pandangan umum ketika LPJ Pemko Binjai,” jelas Antasari. Ketika datanya diminta saat rapat kerja komisi, menurut Antasari, ia selalu berdalih bahwa itu rahasia negara. Sejumlah anggota DPD Binjai juga minta Wakil Wali Kota Timbas Tarigan, SE mencopot Kadis Pendapatan Tobertina.(a04)
PDK Belum Usung Cabup Pilkada Langkat P. BRANDAN (Waspada): Pengurus, kader dan simpatisan Partai Demokrasi Kebangsaan (PDK) Kab. Langkat menyatakan belum mengusung pasangan Cabup mana pun dalam Pilkada Langkat mendatang. Pernyataan itu diungkapkan Wakil Ketua/Pjs. Ketua PDK Langkat Sukarwan Peranginangin didampingi Sekretaris Saiful Hidayat, AMD, Bendahara Faizal dan Ketua Bapilu Muslim Yusuf di kediaman Wakil Ketua PDK Langkat Jalan Besitang Kel. Alurdua, Kec. Sei Lepan, Minggu (21/7). Dikatakan, imbauan ini telah disampaikan ke seluruh pengurus PDKLangkatkecamatan,kelurahan,kaderdansimpatisan.“Kamitelah mengimbaumerekauntuktetapsabardanmenahandirigunamengusung pasangancabupyangsamavisimisinyadengankitapadaPilkadananti,” terang Sukarwan. Sukarwan menyangkaladanya isu menyatakan PDK Langkat telah mengusung salah satu Cabup. “Kami seluruh pengurus PDKLangkatmasihmenunggumusyawarahpartai,”jelasSukarwan.(c01)
paket sembako dan uang saku kepada anak yatim piatu. Dari Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan berupa bantuan Siswa Miskin Tingkat SD sebesarRp2.487.100.000,bantuan PAUDRp2.299.852.000,dariDirjen PAUD, Non Formal dan Informal serta bantuan fasilitas kesenian Rp750.000. Bantuan Kementerian Kesehatan berupa Pusling untuk puskesmas Kecamatan Sei Rampah, Perbaungan,PantaiCermin,Teluk MengkududanTanjungBeringin, bantuan Pos Bindu Kit, alat pen-
tanan Dan Perkebunan Kab. Langkat melalui Kabid Rehabilitasi Lahan, Afrizal Lubis, menegaskan kegiatan pemusnahan mangrove dan pengelolaan areal sekitarnya di sepanjang Desa KwalaGebangdanDesaPasarawa Kec. Gebang oleh oknum pengusaha, samasekali tak ada izin. “Pemkab Langkat tidak berhak mengeluarkan izin apa pun terkait hal itu, sebab wilayah masuk kategori hutan produksi yang izinnya hanya bisa dikeluarkan Menteri Kehutanan,” katanya. Kasus tersebut juga telah ditangani Poldasu, namun belum tuntas. Masyarakat berharap Kapoldasu Irjen Pol Syarif Gunawan segera mengambil tindakan. (a03)
jernih air, kelambu berinsektisida, PSN Kit, Roll Banner DBD dan media kesehatan. DariKementerianLautandan Perikanan memberikan bantuan Rp1.885.000.000. Dari Kementerian Pertanian berupa bantuan unit pengolahan pupuk organik Rp186.000.000, untuk kelompok ternak Harapan Desa Simpang Empat Kec. Sei Rampah. Serta penyerahan 250 paket sembako dari Mayapada Group kepada anakyatim,lansiadanmasyarakat tidak mampu yang tidak mendapat BLSM.(a08)
SUNGGAL (Waspada): Pimpinan MajelisTaklim/KBIH Jabal Noor Medan Al-Ustadz KH ZulfiqarHajar, Lc yakin ikrar yang diucapkan Gubsu H. Gatot Pujo Nugroho, ST, M.Si (saat itu Plt. Gubsu)akanmembantupembangunan Masjid dan Pesantren TahfizhulQuranJabalNoordiDesa Medan Krio Kec. Sunggal, Deliserdang Rp 400 juta, bakal turun. “Saya yakin apa yang diikrarkan Pak Gatot pada Milad ke-17 MajlisTaklim Jabal Noor tanggal 2 Februari 2013 di lokasi pembangunan masjid dan pesantren bakal turun,”katanya kepada wartawan yang dikonfirmasikan di sela-sela kesibukannya membangun Masjid dan PesantrenTahfizhul Quran Jabal Noor di Medan Krio KecamatanSunggal, Deli Serdang. Menurutnya, dalam pidatonyapadaMiladke-17MajlisTaklim Jabal Noor, H. Gatot Pujo NugrohoberikrardenganberjanjimembantudanaRp400jutauntukpembangunan Masjid dan Pesantren TahfizhulQuranMajlisTaklimJabal Noor melalui dana berasal dari APBDProvinsiSumuttahun2013. Pimpinan MajlisTaklim Jabal Noor KH Zulfiqar Hajar mengatakan, pada Jumat (19/7), Pangdam-I/BB Mayjen TNI Burhanuddin Siagian melaksanakan kunjungan silaturahmi ke lokasi pembangunan Masjid dan PesantrenTahifizhul Quran MajlisTaklim Jabal Noor di Jalan Sei Mencirim Gang Abadi Desa Medan Krio Kec. Sunggal. Deliserdang. (irh)
Waspada/Abdul Hakim
PARA nelayan Kwala Gebang Kab. Langkat berusaha membongkar bendungan yang dilakukan pengusaha di areal mangrove.Warga makin resah dengan pemusnahan bakau dan pembendungan areal.
Safari Ramadhan Di Alurcempedak Pangkalansusu
Ngogesa Bantu Rp45 Juta Untuk Rumah Ibadah PANGKALANSUSU (Waspada): Bupati Langkat H. Ngogesa Sitepu, SH dalam rangkaian safari ramadhan di Masjid Kurnia illahi Desa Alurcempedak Kec. Pangkalansusu, kemarin malam, menyerahkan bantuan Rp45 juta untuk sejumlah masjid. MasjidtersebutyakniMasjidAmbiyadiDusun III Paluh Udang Pangkalansiata Rp10 juta, Pondok Baca Darul Ibtidal Wal Istiqomah Desa Sei Siur Rp10 juta, Surau An Nur, Surau Nurul Huda Bukit Jengkol dan Surau Raudhatul Hidayah Alurcempedak masing-masing Rp5 juta. Khusus untuk Masjid Kurnia Illahi, H. Ngogesa menyerahkan bantuan pribadi Rp7 juta ditambah Rp3 juta dari tim safari ramadhan. Mengawali arahannya usai melaksanakan shalat tarawih, H. Ngogesa mengimbau masyarakat untuk senantiasa mengedepankan rasa kebersamaan, terutama dalam menghadapi
berbagai permasalahan di lingkungan masingmasing. “Tidak ada pekerjaan yang berat jika didasari landasan keikhlasan serta kebersamaan,” kata H. Ngogesa yang dalam kesempatann itu juga menyerahkan bingkisan kain sarung kepada jamaah. Dalam kesempatan itu Al Ustadz H. IrfanYusuf dalam tausiyahnya mengemukakan, beberapa keutamaanbersilaturrahmidiantarasesamaumat. Mengutip hadits Abu Hurairah, Rasulullah pernah bersabda, siapa yang ingin rezekinya dibanyakkan dan umurnya dipanjangkan, hendaklah ia menghubungkan tali silaturrahmi. Hadir Ketua MUI Langkat, Al Ustadz H. Ahmad Mahfud, Kakan Kemenag H. Tengku Darmansyah, Kasdim 0203/Lkt Mayor Inf Rudi Junianto, Ketua PN Stabat Ahmad Yasin, Kapolres Langkat AKBP Eric Bhismo, sejumlah SKPD dan lainnya. (a01/a02)
Waspada /Ibnu Kasir
BUPATI Langkat H. Ngogesa Sitepu, SH berbincang bersama sejumlah pengurus masjid di Desa Alurcempedak Kec. Pangkalansusu.
Sumatera Utara
B2 WASPADA
Pemimpin Umum Dr. Hj. Rayati Syafrin Pemimpin Redaksi/Penanggung Jawab H. Prabudi Said Wakil Pemimpin Umum/Wapemred H. Teruna Jasa Said Wakil Penanggung Jawab H. Sofyan Harahap Redaktur Senior H. Azwir Thahir Pemimpin Perusahaan: Dr. Hj. Rayati Syafrin. Wakil Pemimpin Perusahaan: H. Bahtiar Tanjung. Iklan: Hj. Hilda Mulina (Kabag), Rumondang Siagian (Medan), Lulu Lusia Damayanti (Jakarta). Redaktur Pelaksana Berita: Armin Rahmansyah Nasution. Redaktur Pelaksana Opini & Artikel: Dedi Sahputra. Redaktur Minggu & Akhir Pekan: Muhammad Thariq. Redaktur Berita: H. Halim Hasan, Hendra DS. Redaktur Medan: David Swayana. Redaktur Sumatera Utara: H.T. Dony Paridi. Redaktur Aceh: M. Zeini Zen. Redaktur Luar Negeri: H. Muhammad Joni. Redaktur Nusantara: H. Halim Hasan. Redaktur Olahraga: Jonny Ramadhan Silalahi. Redaktur Ekonomi: Zulkifli Harahap. Redaktur Agama: H. Syarifuddin Elhayat. Litbang: H. Akmal AZ (Kabag). Humas: H. Erwan Effendi (Kabag), Aidi Yursal. Promosi: Edward Thahir (Koordinator). Sekretaris Redaksi: Hj. Hartati Zein. Pemasaran: H. Subagio PN (Medan), Zultamser (Sumatera Utara), Sinur Manik (Aceh). Asisten Redaktur: Irwandi Harahap (Medan); Irham Hagabean Nasution (Sumatera Utara); Armansyah Thahir (Sumatera Utara, Otomotif); Diurna Wantana (Aceh); Austin Antariksa (Olahraga, KMS Kreasi); Syafriwani Harahap (Luar Negeri, Popular, Pariwisata); Rudi Faliskan (Berita); Erwin Siregar (Opini); Hj. Hoyriah Siregar (Ekonomi); T. Junaidi (Hiburan); Hj. Erma Sujianti Tarigan (Agama), Hj. Neneng Khairiah Zen (KMS Remaja, Mode); Anum Purba (Keluarga); David Swayana (Infotainmen); Hj. Ayu Kesumaningtyas (Kesehatan); Dedi Riono (Budaya); Denny Adil (Pelangi). Wartawan Kota Medan: Umum: H. Amir Syarifuddin, Ismanto Ismail, Rudi Arman, Zulkifli Darwis, H. Abdullah Dadeh, H. Suyono, Hj. Ayu Kesumaningtyas, Feirizal Purba, Gito AP, M. Ferdinan Sembiring, M. Edison Ginting, Anum Purba, Sahrizal, Sulaiman Hamzah, Sugiarto, Rustam Effendi, Mursal Alfa Iswara, Andi Aria Tirtayasa, Avli Yarman. Olahraga: Austin E. Antariksa, H. Syahputra MS, Setia Budi Siregar, Dedi Riono. Fotografer: Muhammad Faisal, Hang Tuah Jasa Said, Surya Effendi, Hamdani. Otomotif: Armansyah Thahir. Koran Masuk Sekolah/KMS: Arianda Tanjung, Dio Utama. Wartawan Jakarta: Andi Yanto Aritonang (Koordinator Liputan), Hermanto, H. Ramadhan Usman, Hasriwal AS, Nurhilal, Edi Supardi Emon, Agus Sumariyadi, Dian Warastuti, Aji K, Yuslan Kisra. Wartawan Sumatera Utara: Binjai: H. Riswan Rika, Nazelian Tanjung. Deli Serdang: H.M. Husni Siregar, Hotma Darwis Pasaribu, Rizaldi Anwar, M. Suhandi Nasution. Serdang Bedagai: Eddi Gultom, Edi Sahputra. Stabat: H. Ibnu Kasir, Abdul Hakim. Pangkalan Brandan: Chairil Rusli, Asri Rais. Kabanjahe/ Berastagi: Dickson Pelawi, Basita Bukit, Dedek Mohan Basri Hasibuan, Micky Maliki. Tebingtinggi: Muhammad Idris, Abdul Khalik. Pematangsiantar: Mulia Siregar, Edoard Sinaga. Simalungun: Ali Bey, Hasuna Damanik, Balas Sirait. Aek Kanopan: Indra Muheri Simatupang, Syahril Ilham. Rantau Prapat: Armansyah Abdi, Neirul Nizam, Budi Surya Hasibuan. Kota Pinang: Hasanuddin Harahap, Deni Syafrizal Daulay. Pangururan: Edison Samosir. Balige: Jimmy Sitinjak. Sidikalang: Natar Manalu. Tarutung: Parlindungan Hutasoit. Sibolga/Tapanuli Tengah: Alam Satriwal Tanjung. Padangsidimpuan: H. Syarifuddin Nasution, Sukri Falah Harahap, Ahmad Cerem Meha. Gunung Tua: Sori Parlah Harahap. Sibuhuan: Idaham Butarbutar, Syarif Ali Usman. Panyabungan: Munir Lubis, Sarmin Harahap, Alpin Lubis. Gunung Sitoli: Bothaniman Jaya Telaumbanua. Kisaran: Nurkarim Nehe (Koordinator Liputan Asahan, Batubara & Tanjungbalai), Bustami Chie Pit, Sapriadi. Batubara: Helmy Hasibuan, Agus Diansyah Hasibuan, Sahril, Iwan Hasibuan. Tanjung Balai: Rahmad Fansur Siregar, Rasudin Sihotang. Wartawan Aceh: Banda Aceh: Aldin Nainggolan (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), Muhammad Zairin, Munawardi Ismail, Zafrullah, T. Mansursyah, T. Ardiansyah, Jaka Rasyid, Gito Rollies, H. Rusli Ismail, Arman Konadi. Aceh Besar: Iskandarsyah. Lhokseumawe: Bustami Saleh (Ka Perwakilan/Koordinator Liputan), M. Jakfar Ahmad, Zainal Abidin, Zainuddin Abdullah, Maimun, Arafat Nur. Kuala Simpang: Muhammad Hanafiah. Langsa: H. Syahrul Karim, H. Ibnu Sa’dan, H. Samsuar, Dedek Juliadi. Lhoksukon: Musyawir, Mustafa Kamal. Idi: Muhammad H. Ishak. Bireuen: HAR Djuli, Amiruddin, Abdul Mukti Hasan. Takengen: Bahtiar Gayo, Irwandi. Sigli: Muhammad Riza. Sabang: T. Zakaria Al-Bahri. Subulussalam: Khairul Boang Manalu. Tapaktuan: Zamzamy Surya. Blangpidie: Sudarmansyah Putra. Kutacane: Mahadi Pinem, Ali Amran. Blangkejeren: Jasvira Sautisa. Bener Meriah: Khairul Akhyar, Irham Hakim. Singkil: Tarmizi Ripan, Mansurdin. Sinabang: Muhammad Rapyan.
� Semua wartawan WASPADA dilengkapi dengan kartu pers. Jangan layani dan segera laporkan ke pihak berwajib atau ke Sekretaris Redaksi bila ada yang mengaku wartawan WASPADA tetapi tidak bisa menunjukkan kartu pers yang sah, ditandatangani Pemimpin Redaksi �
Hubungi kami Penerbit: PT Penerbitan Harian Waspada Komisaris Utama: Tribuana Said Direktur Utama: dr. Hj. Rayati Syafrin, MBA, MM SIUPP: 065/SK/MENPEN/SIUPP/A.7/198 tanggal 25 Februari 1988 Anggota SPS No. 13/1947/02/A/2002 KANTOR PUSAT Jalan Letjen Suprapto/Brigjen Katamso No. 1 Medan 20151 Tel: (061) 4150858, Faks Redaksi: (061) 4510025, Faks Tata Usaha: (061) 4531010. E-mail Redaksi: redaksi@waspadamedan.com KANTOR PERWAKILAN DAN BIRO � Perwakilan dan Biro Jakarta: Jalan Siaga II No. 6 C Pejaten Barat, Pasar Minggu Jakarta Selatan. Tel: (021) 79197052, Faks: (021) 79199874. � Perwakilan dan Biro Banda Aceh: Jalan Ratu Syafiatuddin No. 21 C, Banda Aceh. Tel & Faks: (0651) 22385. � Perwakilan dan Biro Lhokseumawe: Jalan Iskandar Muda No. 65, Lhokseumawe. Tel: (0645) 42109. � Biro Asahan, Batubara & Tanjungbalai: Jalan Sutami No. 30 Kisaran. Tel: (0623) 41412. Harga iklan per mm kolom: Hitam-putih Rp. 13.000,-, berwarna Rp. 36.000,Halaman depan: hitam-putih Rp. 39.000,-, berwarna Rp. 108.000,Ukuran kolom: 40,5 mm. E-mail Iklan: iklan@waspadamedan.com Pencetak: PT Prakarsa Abadi Press, Jalan Sidorukun Medan. Isi di luar tanggung jawab percetakan
Tim Penertiban Pemkab Jaring 31 Pelaku Mesum RANTAUPRAPAT (Waspada): Tim Penertiban Terpadu Pemerintah Kab. Labuhanbatu yang dipimpin Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) setempat menjaring 31 orang pelaku praktek tuna susila atau pelaku mesum yang terdiri dari, 21 wanita dan 10 pria dari berbagai hotel/penginapan dan kafe di daerah tersebut, Minggu (21/7) dinihari. Kasat Pol PP Aminullah Haris Nasution SH di sela-sela penertiban mengatakan, penertiban ini merupakan implementasi penegakan Peraturan Daerah (Perda) Nomor 31Tahun 2008 tentang Pengendalian Minuman Beralkohol dan Perda Nomor 32/2008 tentang larangan praktek tuna susila, gelandangan dan pengemis. Terlebih, katanya, saat ini umat Islam sedang melaksanakan ibadah puasa Ramadhan sehingga penyakit masyarakat (pekat) seperti praktek prostitusi dan minuman keras hendaknya jangan sempat menodai dan mengganggu umat yang berusaha khusyuk menjalankan ibadah puasanya. Penertiban yang dilakukan tim gabungan ini, kata Kasat Pol PP, juga sebagai tindak lanjut dari harapan dan aspirasi masyarakat agar Pemkab L.Batu harus secara rutin menggelar razia untuk mengurangi praktek/tindakan maksiat di tengah-tengah masyarakat. Setelah terjaring, ke-31 pelaku tuna susila tersebut dibawa ke Kantor Badan Kesbang, Politik dan Linmas Kab. L.Batu untuk mendapat pembinaan mental rohani dari ustad dan selanjutnya dilakukan tes kesehatan oleh Dinas Kesehatan L.Batu. (a18)
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Pukat Gerandong Kembali Beroperasi Di Batubara BATUBARA (Waspada): Ribuan nelayan kecil di sekitar perairan Kuala Tanjungtiram, Batubara menjadi resah atas beroperasinya kembali pukat gerandong tarik dua di laut. Nelayan memperkirakan dengan dibiarkan pukat termasuk dilarang itu kembali beroperasi, seakan sudah mendapat lampu hijau dari pihak instansi keamanan laut di Batubara.
“Aksi pukat tarik dua sudah lebih sebulan beroperasi di laut tidak jelas mengapa pengusaha pukat yang dilarang itu nekat beroperasi kembali” tukas Kholil, salah seorang pimpinan kelompok nelayan di Batubara kesal, Minggu (21/7). Apalagi, menurut Kholil, untuk menjaga pengawasan di laut sudah dibentuk Pemkab Batu-
bara dengan nama Tim Terpadu terdiri Diskanla, Pos-AL, KPLP, Dishub, Polair Batubara. Namun disayangkan tim terpadu diharapkan sebagai pelindung nelayan kecil tidak berfungsi membiarkan pukat gerandong kembali melaut. “Sepengetahuan saya, Kepmen No.2/2011 larangan pukat tarik dua itu belum dicabut. Kare-
na itu diharapkan tim terpadu Batubara pengawasan/penerti-ban di laut bertindak mengamankan alat tangkap tarik dua/ gerandong tersebut,” ujar Kholil, yang mengimbau warga nelayan kecil jangan bertindak sembarangan, karena masalahnya diserahkan kepada pihak keamanan laut (Lanal/Posal, Polair, Diskanla, Dishub, KPLP). Menurut sumber, kegiatan operasi pukat tarik dua di laut seakandibiarkan.Padahal,ditengah laut ada kapal patroli Polair mundar mandir tapi tak jelas tugasnya. “Untuk menjaga kondusifitas menjelang Pilkada Batubara semakin dekat, diminta Menteri Kelautan dan Perikanan, Kadiskanla Provsu, Polair Poldasu, Lanal-TBA,PemkabBatubaradapat menertibkan alat tangkap gerandong tarik dua tersebut,” ujar sumber. (tim)
KNRP L. Batu Galang Dana Palestina RANTAUPRAPAT ( Waspada): Komite Nasional untuk Rakyat Palestina (KNRP) Kab. Labuhanbatu menggalang dana solidaritas kemanusiaan untuk Palestina sebesar Rp29.300.000 dengan mendatangkan Syekh DR A Ibrahim Ahmat Barakat dari Gaza Palestina, Jumat (19/ 7) usai shalat Jumat di Masjid Agung Rantauprapat. Dengan diterjemahkan
Sarwo Edi LC dari KNRP Medan, dan pemutaran video tentang kekejamandanpenindasanIsrael terhadap bangsa Palestina, Syekh Abdul Ibrahim memaparkan, bahwa sejak 150 tahun terakhir bangsa Palestina terus menderita oleh kebiadaban zionis Israel. Tidak lepasnya bangsa PalestinadarikebiadabanIsrael,kata Syekh Abdul Ibrahim, karena
mayoritas pemimpin di jazirah Arab merupakan boneka bangsa Amerika dan sekutunya sehingga terlalu lunak terhadap Israel. Oleh karena itu, tambahnya, solidaritas dari bangsa Indonesia yang juga mayoritas beragama Islam khususnya di L.Batu sangat dibutuhkanolehbangsaPalestina untuk membangun negeri yang terus-menerus dihancurkan oleh Israel tersebut. (a18)
Pemkab Bedah Rumah Warga Tidak Mampu KOTAPINANG (Waspada): Pemkab Labusel melalui Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa tahun ini menggelar program bantuan renovasirumah.Sebanyak15unit rumahmilikwargaberpendapatan terbawah (tidak mampu) yang tersebardilimakecamatandiKab. Labusel mendapat bantuan renovasi melalui program bertajuk “Bedah Rumah” tersebut. Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat dan Pemerintahan Desa, Arsan Nasution kepada Waspada, Minggu (21/
7) mengatakan, program Bedah Rumah tersebut saat ini sedang berjalan. Dijelaskan, untuk tahun pertama ini, pemerintah hanya menganggarkan renovasi 15 unit rumah.“Programnyamerata,yakni 3 unit rumah setiap kecamatan. Ada beberapa yang sudah selesai dikerjakan,” kata Arsan. Disebutkan, setiap rumah tangga sasaran direnovasi sehinggamenjadilayakhuni,dengan pagu anggaran masing-masing Rp15 juta untuk setiap rumah. Dana renovasi tersebut ditam-
pung melalui APBD 2013 Kab. Labusel. “Ini program Pemkab Labusel untuk membantu meningkatkan taraf hidup masyarakat. Dananya tertampung dalam APBD 2013,” kata Arsan. Menurutnya, melihat besarnya antusias masyarakat untuk mendapatkan program ini, kemungkinan besar jumlah rumah tangga sasaran pada tahun berikutnya akan ditingkatkan. “Kita akan mengusulkan agar jumlahnya ditingkatkan, sehingga semakin banyak masyarakat yang menerima,” katanya. (c18)
20 Pekerja Seni Lukis Siap Kembangkan Seni Rupa RANTAUPRAPAT ( Waspada): Sebanyak 20 orang pekerja Seni Lukis Remaja Labuhanbatu siap dimanfaatkan tenaga maupun pemikirannya untuk mengembangkan potensi Seni Rupa di Kab. Labuhanbatu. Hal tersebut disampaikan Ketua Dewan Kesenian Kab. Labuhanbatu H Said Alin, S.Pd pada acara kegiatan pelatihan melukis bagi remaja yang memiliki bakat seni rupa di pelataran Gedung Olah Raga Rantauprapat. Acara dibuka resmi oleh Kadis Pemuda dan Olah Raga Kebudayaan dan Pariwisata Labuhanbatu diwakili Sekretaris Berham Rambe, S.Pd, Kamis (18/7).
Enam Pasangan Calon Bupati Jalani Pemeriksaan Kesehatan LIMAPULUH (Waspada): Dari tujuh pasangan cabup-cawabup Batubara yang mendaftar keKPU,hanyaenampasanganyangikutipemeriksaan kesehatan. Pasangan H Janmat Sembiring dan Nafiar yang mendaftar dari Partai Golkar tidak terlihat di RSUD Batubara, Sabtu (20/7). Pemeriksaan keenam pasangan itu, Zahir MAP-Suriono SE, Kurnia Gunawan Darwis Iskandar-Murlan Alamria Br Simarmata SE, Zulkarnain M.Kes-Masitah SE, Drs H Gong Matua Siregar MSi-H. Ahmad Deni, H OK Arya Zulkarnain SH MM-HRT Harry Nugroho, dan pasangan Ir Yadhi Khoir Harahap MBA-Sarkowi Hamid. Mereka ditangani oleh tim dokter yang terdiri dari enam dokter spesialis, dua dokter umum serta dokter gigi. Pemeriksaan enam pasang cabup-cawabup ini dimulai setelah memasuki ruang tunggu lalu poli pemeriksaan kesehatan (poli rawat jalan) lalu poli penyakit dalam (USG), lalu ke laboratorium pemeriksaan foto thoraks. Selanjutnya, pemeriksaan multi poli pemeriksaan penyakit dalam, THT, Mata, Neorologi, Pskiatri, patologi klinik dan terakhir clusioner psikologi. Direktur RSUD Batubara Dr Muhammad Nizar mengatakan, untuk proses pemeriksaan
pasangan cabup-cawabup dilakukan (20/7) bertempat di RSUD Batubara. Ada sembilan tahapan pemeriksaan kesehatan yang dijalani pasangan cabup-cawabup. Untuk sarana dan peralatannya semuanya dari RSUD Batubara kecuali alat radiologi yang komplit berada di dalam mobil yang didatangkan dari RS Kantor Kesehatan Kelas I Medan. Mengenai hasil pemeriksaan, jelas Dr M Nizar, akan dapat diketahui setelah rapat hasil dokter dilakukan diperkirakan setelah 10 jam setelah sahur hari ini. Ketua KPU Batubara Khairil Anwar SH MSi kepada Waspada mengatakan, pemeriksaan kesehatan merupakan salah satu dari sejumlah persyaratan dokumen pasangan cabup-cawabup yang dilengkapi sesuai dengan peraturan KPU No 9 Tahun 2012 dan Peraturan KPU No 8Tahun 2013. Disela-sela hendak dilakukan pemeriksaan, H OK Arya Zulkarnain SH MM Bupati Incumbent, datangi sejumlah pasangan cabup dan berjabat tangan termasuk juga kepada Drs Gong Matua Siregar. Di sisi akhir setelah selesai dilakukan pemeriksaan Ketua KPU Batubara mengundang semua pasangan untuk mendapatkan pengarahan dan foto bersama. (c05)
Pesantren Kilat Pendidikan Moral Bagi Remaja TANJUNGBALAI (Waspada): Badan Komunikasi Pemuda Remaja Mesjid Indonesia (BKPRMI) Kab.Asahanmenggelarpesantrenkilatdipusatkan di Masjid Al Hadil Haq Desa Sei Sijawi-Jawi, Kec. Seikepayang Barat, Kab. Asahan, Minggu. Camat Seikepayang Barat Drs Ilham dalam sambutannya mengatakan, pesantren kilat merupakan kegiatan positif yang mampu memberikan pendidikan moral bagi remaja Seikapayang. Sebab, arus kecanggihan teknologi seperti facebook, twitter, youtube, game online, dan lainnya, belakangan ini bagai air bah melanda masyarakat. “Dengan adanya pesantren kilat ini, tentunya para peserta akan memahami arti perkembangan teknologi sehingga facebook, twitter dan lainnya benar-benar dapat digunakan secara positif,” ujar Ilham di hadapan para peserta. Ketua Panitia Mhd Thohir Sirait berharap, bermacam kegiatan di pesantren kilat dapat menumbuhkan kebersamaan dan semangat dalam memahami nilai agama untuk diterapkan dalam kehidupan seharihari. Dia mengimbau agar para peserta mengikuti seluruh rangkaian kegiatan supaya serius tapi khidmat agar tercapai makna dan tujuan acara. Senada dengan itu, Ketua Dewan Pimpinan Kecamatan BKPRMI Seikepayang Induk Abu Shoghir mengatakan, hendaknya pesantren kilat dapat menjadi motivasi dalam membentuk insan Qurani. Hingga akhirnya terlahir generasi muda
Waspada/Rasudin Sihotang
KETUA BKPRMI Kab. Asahan Aswiluddin Rambe (tiga kanan) diabadikan bersama narasumber H Edi Sucipno MA, Ketua DPK BKPRMI Seikepayang Timur, Barat, dan Induk pada Pesantren Kilat tiga kecamatan. sholih dan sholihah dalam binaan Ramadhan yang penuh barokah. Sementara, Ketua DPD BKPRMI Kab. Asahan, H Aswiluddin Rambe mengucapkan terima kasih kepada DPK BKPRMI Seikepayang Induk Barat, dan Timur atas perhatian besarnya dalam pembinaan pemuda dan remaja mesjid di daerahnya masing-masing. Terima kasih pula untuk Camat Seikepayang Barat, sebagai tuan rumah pada kegiatan tahunan itu. (a32)
APINDO Dan SPSI Batubara Dukung Zahir – Suryono Waspada/Budi Surya Hasibuan
PARA peserta seni lukis bersama dengan Dewan Kesenian Labuhanbatu Said Adlin S.Pd dan Sekretaris Disporabudar Pemkab Labuhanbatu Berham Rambe, S.Pd. Said Adlin Juga menyampaikanucapanterimakasihkepada
0,25 Gram Sabu Disita Dari Remaja TANJUNGBALAI (Waspada): Petugas Satuan Narkoba Polres Tanjungbalai menyita diduga narkotika jenis sabu-sabu seberat 0,25 gram, Sabtu (20/7) siang. Barang bukti itu diamankan dari seorang tersangka AS, 20, warga Jl Sentosa, Lingk. 4, Kel. Sejahtera, Kec. Tanjungbalai Utara, Kota Tanjungbalai. Selain sabu-sabu, polisi juga menyita satu unit telepon genggam selanjutnya digelandang menuju Mapolres Kota Tanjungbalai. KapolresTanjungbalai AKBP ML Hutagaol melalui Kasat Narkoba AKP H Marajunjung Siregar didampingi Kasubbag Humas AKP Y Sinulingga membenarkan penangkapan itu. Dikatakan, saat ini tersangka masih dalam pemeriksaan intensif untuk kepentingan pengembangan. (a32)
Bupati Labuhanbatu Dr H Tigor Panusunan Siregar SpPD, yang telah menaruh perhatian yang cukup tinggi terhadap pembangunan bidang seni dan budaya di daerah ini. Menurutnya, pelatihan seni lukis ini bertujuan untuk mempersiapkan caloncalon penggiat seni rupa di Labuhanbatu meneruskan apa yang sudah dilakoni oleh para senior mereka, seperti Eto Efendi dan Herman T Subrata. Berham Rambe S.Pd dalam sambutannya, menyambut baik pelatihan ini dalam upaya membina minat dan bakat generasi muda dalam bidang seni di Kabupaten Labuhanbatu. (c07)
Mencari Dana Berobat, Penderita Hernia Jualan Dari Pintu ke Pintu KISARAN (Waspada): Seorang ibu berupaya mengumpulkan uang dengan menjual kaligrafi dari pintu ke pintu,demi untuk mengumpulkan dana operasi putranya yang menderita hernia. Putri Nurliyanti, 40, warga bandar Basilam, Kampung Lias, Kec Basilam, Kab Simalungun, saat menjual barangnya di Jln Imam Bonjol, Kisaran, Sabtu (20/7), mengatakan, bawah putra keduanya M Safii yang masih berumur 2,5 tahun, menderita hernia, dan pembengkakan di daerah selangkangan. Sedangkanuntukdanauntuk operasi diperkirakan mencapai Rp5 juta. Selama tiga bulan berjualan dai kota ke kota, mulai dari Pematangsiantar, Medan dan Tebingtinggi, sudah terkumpul Rp2 juta, sehingga masih kekurangan, namun Putri tidak menyerah, demi kesehatan anaknya . “Saya akan terus berusaha, sampai anak saya menjalani ope-
Waspada/Agusdiansyah Hasibuan
LIMA pasangan cabup-cawabup Batubara foto bersama dengan KPU Batubara Khairil Anwar dan Direktur RSUD Batubara Dr M Nizar usai menyerahkan surat keterangan pemeriksaan kesehatan.
rasi. Karena saya tidak sanggup melihatnyakalaupenyakitnyalagi kumat,anaksayamenangis,”jelas Putri. Putri juga mengatakan, bawah dirinya kini bekerja seorang diri, karena suaminya hilang tanpa jejak tiga tahun lalu dan kini belum kembali. Dia juga
berharap bantuan pada dermawan yang mau membantunya, demi keselamatan anaknya. Putri juga mempunyai No Rek Mandiri Syariah, 7054267961, atas nama Putr i Nurliyati. Rekening itu dibuka atas namanya yang diberikan oleh salah seorang dermawan. (a15)
LIMAPULUH (Waspada): Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) dan Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) Kab. Batubara menyatakan mendukung dan siap menangkan pasangan Ir Zahir MAP dan Suryono, ST.Msi dalam Pilbup Batubara tahun 2013 ini. Ketua APINDO Batubara Abdul Aziz dan Sekretaris SPSI Batubara Suheri. SSos di hadapan anggota APINDO dan SPSI Batubara, Jumat (19/7), menyatakan, sikap yang diambil pengusaha ini adalah dalam rangka menyelamatkan iklim investasi Batubara yang belum menunjukkan perkembangan yang berarti. “Sejak Kabupaten Batubara terbentuk, baru satu perusahaan yang berdiri dan beroperasi yaitu pabrik semen di Kuala Tanjung. Padahal banyak
sekali investor yang mau menanamkan modalnya di sini.Tetapi dikarenakan tata ruang yang belum ada serta konversi kawasan hutan mangrove yang tidak jelas, mereka tidak berani invest,” kata Aziz. Menurutnya iklim usaha yang baik itu dimulai dari adanya kepastian tata ruang yang memiliki kekuatanhukum.Konsep–konseppembangunan dunia usaha ini telah dipresentasikan kepada pasangan Zahir – Suryono. Akhirnya, APINDO dan SPSI mengeluarkan surat rekomendasi mendukung pasangan ini.Yang mana surat tersebut disampaikan kepada DPD Golkar Sumut. Sementara itu Sekretaris SPSI Batubara Suheri mengungkapkan, kebersamaan APINDO dan SPSI ini adalah bentuk kondusifitas iklim usaha di Batubara. (c05)
Warga Mampang Tanam Pohon Pisang Di Jalinsum KOTAPINANG(Waspada):Lubangmenganga yang yang terdapat di sejumlah badan jalan di Jalan Lintas Sumatera Desa Mampang, Kec. Kotapinang, Kab. Labusel membuat warga kesal. Sebagai bentuk protes, Minggu (21/7) mereka menanam pohon pisang di badan jalan yang berlubang itu. Pengamatan Waspada, pohon pisang setinggi hampir 2 meter itu ditanamkan warga di badan jalan yang berlubang yang letaknya tidak jauh dari Kantor Desa Mampang. Selain di tempat itu, di bagian lain ruas jalan tersebut juga terlihat berlubang-lubang. Pengendara harus ekstra hatihati ketika melintas agar tidak terperosok. Menurut warga, lubang menganga selebar hampir satu meter dan dalam sekira 20 Cm itu kerap membuat kendaraan terperosok, bahkan menjadi penyebab terjadinya kecelakaan lalu lintas. “Banyak badan jalan berlubang di sepanjang jalan ini. Sering pengendara yang tidak tahu kalau ada kubangan terperosok. Kami resah, khawatir anak-anak kami yang menjadi korban. Apa lagi ini dekat dengan sekolah,” kata Ahmad Ridwan, warga setempat. Dia dan warga lainnya meminta agar Dinas Bina Marga Pemprovsu segera memperbaiki jalan tersebut, sehingga aktivitas mereka tidak
terganggu. Apa lagi pada saat lebaran Idul Fitri nanti ruas jalan ini padat arus lalu lintas. “Kita takut pemudik nanti juga terganggu ketika melintas,” kata Suheri, salah seorang pengguna jalan. (c18)
Waspada/Deni Syafrizal Daulay
WARGA Desa Mampang, Kec. Kotapinang, Kab. Labusel, Minggu (21/7) menanam pohon pisang di badan jalan Jalinsum Desa Mampang.
Lubang Menganga Ancam Keselamatan
Waspada/Sapriadi
PUTRI Nurlianti, bersama putranya yang menderita hernia, saat menjual kaligrafi di Jln Imam Bonjol, Kisaran.
TANJUNGBALAI (Waspada): Sebuah lubang menganga di jalan DI Panjaitan KotaTanjungbalai tepatnya di dekat persimpangan Rusunawa mengancam keselamatan pengendara. Pantauan Waspada, lubang berbahaya di gorong-gorong itu berdiameter sekitar dua meter dan tidak terlihat begitu jelas apalagi malam hari. Tampak beberapa batang kayu dan ban sepeda motor diikatkan di tengah lubang yang besi lantainya tampak keluar.“Awalnya lubang itu kecil bang, karena dibiarkan begitu saja, lama-lama bertambah lebar. Udah sering kecelakaan di sana,
apalagi sepeda motor yang lewat malam,” ujar seorang warga. Dia mengaku tidak tahu pasti penyebab kerusakan itu, namun diduga akibat dilintasi truk yang bertonase tinggi. Akibatnya, warga terpaksa meletakkan bermacam benda sebagai peringatan agar pengendara berhati-hati. Seorang pelintas, Robinson Sihombing, 35, mengaku harus mengelakkan lubang jika tidak dipastikan akan terjerembab. “Harus cepat dibetulkan, kalau tidak, bisa-bisa akan jatuh korban jiwa,” tuturnya ditimpali pengendara lainnya Ucok Sinaga, 30. (a32)
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Sumatera Utara
B3
Jalan Rusak Parah Resahkan Ribuan Warga Muara Batangtoru Ada Kendaraan Terjebak Tiga Hari P. SIDIMPUAN (Waspada): Ribuan warga mengeluhkan kondisi jalan di wilayah Kec. Muara Batangtoru, Kab Tapanuli Selatan. Masyarakat resah dan meminta pemerintah segera memperbaiki jalan di wilayah ini. Ada pengguna jalan yang kendaraannya terjebak tiga hari tiga malam.
Terminal Doloksanggul Segera Dibangun DOLOKSANGGUL(Waspada):Setelahsekianlama,direncanakan, pembangunan terminal Doloksanggul, Kab. Humbang Hasundutan (Humbahas) segera terealisasi. Lahan peruntukan terminal telah diganti rugi Pemkab Humbahas kepada masyarakat pemilik tanah terletak di Desa Bonanionan Kec. Doloksanggul, dengan luas 31.000 m2 dengan biaya Rp1,1 miliar. Hal tersebut dikatakan MPR Manullang, SmHK Kadis Perhubungan dan Parawisata kepada wartawan di ruang kerjanya, Rabu (17/7). Disebutkan, pembangunan terminal di Kab. Humbahas akan segera terealisasi, dimana lokasi direncanakan setelah melakukan berbagai kajian dan tinjauan. Lebih lanjut MPR mengatakan, untuk pembangunan terminal, Pemkab Humbahas telah menyampaikan proposal pembangunan terminal tipe A, kepada Kementerian Perhubungan RI. “Hal itu sebagai tindak lanjut kunjungan kerja Menteri Perhubungan EE Mangindaan ke Humbahas beberapa waktu lalu,” ujarnya. (a21)
MUI Dairi Harapkan Pemkab Tertibkan Pedagang Daging Babi SIDIKALANG (Waspada): Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kab. Dairi Naik Angkat mengharapkan Pemkab Dairi menertibkan penjual daging babi yang berjualan tidak pada tempatnya, yaitu berjualan di sepanjang Jalan Trikora, Jalan Sekolah dan di Simpang Simto Sidikalang. Selain itu, MUI Dairi meminta agar melalui Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Dairi mengimbau dan menyampaikan kepada umat masing-masing saling menghargai agama yang satu dengan agama yang lain. Hal ini disampaikan Ketua MUI Dairi, Jumat (19/7) di Masjid Agung Sidikalang seusai meninjau para penjual daging babi di sepanjang Jalan Trikora, Jalan Sekolah dan Simpang Simto Sidikalang. (ckm)
Salahseorang tokoh masyarakat Muara Batangtoru, Hamidi Pulungan menyebutkan, jalan tersebut saat ini dipenuhi lubang besar berlumpur, padahal pada 2012 lalu baru diaspal dengan anggaran Rp500 juta, namun saat ini sudah kupak-kapik. Tak ada segenggam aspal pun di permukaan jalan di Desa Muara Ampolu, Kec Muara Batangtoru. “Tak obahnya seperti kubangan kerbau dan sulit dilalui kendaraan roda dua, mobil angkutan umum, truk membawa barang, danbecakmotor(betor),”ujarnya kepada Waspada, Minggu (21/7). Dia mengatakan, jalan raya yang kelihatan kupak-kapik itu sekira 10 km. Jalan lintas menuju Pasar Batangtoru dan Padangsidimpuan,katadia,sudahhampir
satu tahun dibiarkn begitu saja dan saat ini hanya tinggal permukaan batu di sepanjang jalan dan kubangan lumpur. Warga Muara Batangtoru yang pergi ke Padangsidimpuan, seringterjebakdalamlumpurjalan dan bahkan ada yang terperosok hingga tiga hari bermalam terjerembab dalam lumpur jalan tersebut untung saja rombongan DPRD Tapsel yaitu Ketua Komisi II Syawal Pane, III Mahmud Lubis dan IV, H Darwis Sitompul SE membawa hasil bumi warga jenis pisang dan lainnya kemarin dengan berlumpur. “Kita juga merasa malu melihat kondisi jalan utama di wilayah kecamatan ini seperti itu joroknya,danpemerintahkurang peduli dengan kondisi sarana transportasi tersebut,” katanya. Padahal, jelas Hamidi, Muara Batangtorudikenalsebagaidaerah
yang memiliki hasil bumi yang bias anya dipasarkan ke berbagai daerah. “Jalan yang hancur tersebut diharapkan dapat diperbaiki dandiaspalsecepatnya,dankalau boleh sebelum memasuki Hari Raya Idhul Fitri,” katanya. Ketua Komisi III Bidang PembangunanDPRDTaspelMahmud LubismulaikemarinhinggaMinggu (21/7) berturut meninjau langsung jalan ke wilayah Kec. Muara Batangtoru. Katanya, hatinya menjerit melihat derita warga di sana. “Kita prihatin melihat kondisi wilayah Kec. Muara Batangtoru. Hasil bumi warga sulit ke luar untuk dipasarkan ke Kota Padangsidimpuan. Hal itu diakibatkan ongkos hasil bumi yangmembengkakakibatkondisi jalan ini. Jeritan rakyat ini akan kami sampaikan ke pemerintah,” tutur Mahmud Lubis, politisi dari PPP. (c13)
PEMATANGSIANTAR (Waspada): Operasi penyakit masyarakat (Pekat) dilaksanakan Polres Pematangsiantar, berhasil mengamankanempatpasanganbukan suami-istri dari beberapa hotel kelasmelati.Jugadiamankanpreman dan pelaku judi dari berbagai kawasan. “Operasi Pekat dilaksanakan mulai pagi sampai malam dibagi dalam beberapa tim di bulan Ramadhan ini,” ujar Kapolres Pematangsiantar AKBP Albert TB Sianipar, S.Ik melalui Kasubbag Humas AKP Efendi Tarigan dan Ka-
sat Reskrim AKP Daniel Somanonasa Marunduri, S.Ik, Minggu (21/7). Pasangan bukan suami istri diamankan saat Operasi Pekat dari Mutiara Hotel, Jalan Sisingamangaraja, Kamis malam kemarin.Dua pasangan bukan suamiistri digrebek sedang berduaan di kamar dan diamankan terdiri BM, 43, swasta, warga Pematang Kerasaan, Kec. Bandar, Kab. Simalungun dengan pasangannya NAH, 37, jualan, warga Jalan Sisingamangaraja, Pematangsiantar. Kemudian, JS, 21, pengang-
guran, warga Negeri Dolok, Kec. Silau Kahean, Simalungun dengan pasangannya RP, 27, warga Desa Sondi Raya, Kec. Raya, Simalungun. Penggrebekan ke Sikar Hotel di Jalan Handayani pukul 20:30 turut dilakukan dan mengamankan pasangan bukan suami-istri terdiri BC, 27, wiraswasta, warga Jalan Stadion, Pematangsiantar dengan pasangannya RRL, 27, karyawan swasta, warga Jalan Merdeka, Belakang GOR, Pematangsiantar. MutiaraHoteldiJalanSisingamangaraja kembali digrebek pukul 22:00 dan berhasil diamankan pasangan bukan suami istri yang berasal dari luar Pematangsiantar yakni AS, 20, warga Pasar Baru, Kab. Humbang Hasundutan (Humbahas) dan pasangannya LP, 20, swasta, warga Pargaulan, Kec. Lintong Nihuta, Humbahas. Kapolres Pematangsiantar AKBP AlbertTB Sianipar, S.Ik melalui Kasubbag Humas AKP Efendi Tarigan mengungkapkan, juga diamankan tiga pria muda sedang melakukan aksi premanisme di Jalan TB Simatupang. Selain pelaku premanisme, juga diamankan tersangka pelaku judi. (a30)
4 Pasangan Bukan Suami-istri Diamankan Di Kamar Hotel
Kembangkan Bawang Merah, Rp3 M Digelontorkan Ke Samosir SAMOSIR (Waspada) : Kementerian Pertanian Republik Indonesia menggelontorkan anggaran Rp 3.050.000.000 dari APBN 2013 untuk pengembangan bawang merah di Samosir. Kab. Samosir sejak dulu dikenal sebagai sentra penghasil bawang merah namun beberapa tahun belakangan sudah menjadi kenangan. Pemerintah atasan memberikan perhatian ke Samosir untuk kembali menjadikan Samosir sentra penghasil bawang merah. Kabid Holtikultura Dinas Pertanian Samosir Ramlan Simanjuntak kepada Waspada, baru-baru ini, mengungkapkan, Kementerian Pertanian Ri memberikan suntikan dana Rp3 miliar lebih untuk pengembangan bawang merah di Samosir. Anggaran kementerian itu akan digunakan untuk lahan pertanian 170 ha. (c11)
Wali Kota G. Sitoli Minta SKPD Tingkatkan Pelayanan GUNUNGSITOLI(Waspada):WaliKotaGunungsitoliDrs.Martinus Lase, M.SP meminta seluruh satuan kerja perangkat daerah (SKPD) di lingkungan Pemko Gunungsitoli meningkatkan pelayanan terlebihlebih yang langsung bersentuhan dengan pelayanan publik. Selain itu juga untuk senantiasa lebih meningkatkan disiplin dalam melaksanakan tugas sehari hari demi kemajuan Kota Gunungsitoli. Harapan itu disampaikanWali Kota Gunungsitoli,Drs. Martinus Lase, M.SP dalam arahannya saat mengambil sumpah janji dan melantik 165 pejabat struktural eselon III dan eselon IV di lingkungan Pemerintah Kota Gunungsitoli di Lapangan Kantor Wali Kota Gunungsitoli, Kamis (18/7) sore. Wali Kota menegaskan seluruh pejabat yang baru diambil sumpahnya akan terus diawasi, dievaluasi serta diharapkan dapat menunjukkan kemampuan yang profesional dan loyalitas yang baik selama melaksanakan tugas. Disebutkan apabila pejabat yang baru dilantik dapat menunjukkan kinerja yang baik dan loyalitas kepada pemerintah daerah untuk kemajuan Kota Gunungsitoli selama melaksanakan tugas, pejabat tersebut akan mendapat peluang untuk menjadi pimpinan SKPD di Kota Gunungsitoli. Pada kesempatan itu wali kota menjelaskan, pelantikan yang dilakukan sudah melalui ketentuan yang ada, dan sebelum menetapkan pejabat yang akan dilantik, Baperjakat sudah memberikan pertimbangan dan kriteria dari jabatan yang dimaksud. (a25)
GOR P. Siantar Kupak-kapik PEMATANGSIANTAR (Waspada): Gedung Olah Raga (GOR) Pematangsiantar kondisinya kupak-kapik, baik di bagian depan gedung maupun pada bagian dalam. Pantauan Waspada, Minggu (21/7), gedung di Jalan Merdeka Pematangsiantar ini kelihatan belum ada tanda-tanda akan diperbaiki. Bagian depan sebagian sudah berjatuhan ke bumi, sedangkan pada bagian dalam gedung olahraga itu, selain lantainya banyak pecah, pada bagian atap bocor, sehingga jika hujan turun di tempat itu, air hujan sudah langsung masuk ke dalam gedung. Abdi Ardiansyah Pohan, salah seorang pengurus cabang olah raga bulu tangkis di kota itu, kepadaWaspada mengharapkan Pemko Pematansiantar memperbaiki sarana olahraga yang selama ini menjadi kebanggaan masyarakat Pematangsiantar. “Kamisangatmengharapkangedunginidiperbaikidanselanjutnya penggunaan gedung diprioritaskan untuk kegiatan olahraga, bukan untuk kegiatan lain seperti pesta dan lain-lain,” kata Pohan. (crap)
Kades Tak Urusi Data BLSM P.SIDIMPUAN (Waspada): Bupati Tapanuli Selatan H. Syahrul M Pasaribu mengimbau seluruh warga untuk tidak menyalahkan kepala desa (Kepdes) atau lurah setempat apabila tidak terdaftar sebagai penerima Bantuan Langsung Sementara Masyarakat (BLSM). “Jangan tuntut dan salahkan kepala desa maupun lurah Anda. Mereka tidak ada urusan dengan data penerima BLSM. Itu data Badan Pusat Statistik (BPS), mereka yang data dan tidak melibatkan kepala desa atau camat dan pegawainya,” jelas Bupati Tapsel, Kamis, (18/7). Dijelaskannya, BLSM menggunakan data BPS. Dimana tahun 2011, menurut BPS, angka kemiskinan Indonesia 40 persen dari total jumlah penduduk. Lalu tahun ini data itu dipilah 25 persen untuk menjadi penerima BLSM. Ternyata dari yang dipilih itu banyak yang sudah lebih mampu ekonominya dibanding yang tidak menerima. Tapi Mendagri telah membuka peluang perbaikan data, manakala ada penerima yang tidak cocok lagi. Kepada masyarakat yang sudah terdaftar, tetapi merasa tidak layak sebagai penerima BLSM, silahkan kembalikan kepada petugas yang dihunjuk di kecamatan maupaun kantor pos. Agar diganti dengan warga yang lebih layak menerima BLSM “Saat ini Pemkab Tapsel sedang mengumpul data untuk dilakukan pembaharuan dan dikirimkan ke Mendagri. Sehingga penerima BLSM nantinya benar-benar orang yang berhak. Sekali lagi kami tegaskan, data penerima yang saat ini sama sekali tidak ada kaitannya dengan Kepala Desa,” tegas Bupati Tapsel. (a27)
Waspada/Edoard Sinaga
PASANGAN bukan suami istri, preman dan pelaku perjudian diamankan dari beberapa hotel melati, terminal liar, jalan dan warung saat Polres Pematangsiantar melaksanakan Operasi Pekat. Mereka yang terjaring menjalani pemeriksaan di Mapolres.
Warga Siparau Sekitar Mendukung TSO SIBUHUAN(Waspda):Warga Desa Siparau sekitar, termasuk Desa Sihaborgoan, dan Desa Purbatua Kec. Barumun Tengah sepenuh hati mendukung H. Ali Sutan Harahap, akrabnya dipanggil TSO (Tongku Sutan Oloan) untuk melanjutkan kepemimpinansebagaiBupatiPadanglawas lima tahun ke depan. Demikian Perwakilan masyarakat tiga desa, seperti Rokaya Tongku Daulay, Kaharuddin Siregar, Tongku Raja Asal Hasibuansangat berterimakasih atas kunjungan Bupati H. Ali Sutan Harahapdaerahitudalam rangka Safari Ramdhan1434 H, Kamis (18/7) pada acara buka dan shalat tarawih bersama dengan warga. Dikatakan, mulai zaman Pemerintahan KabupatenTapanuli Selatan sampai era pemekaran menjadi Kab. Padanglawas baru kali ini bupati masuk ke desa mereka melakukan kunjungan. Meskipun terpaksa berjalan kaki hampir setengah kilometer dengan melalui titi gantung yang melintasi Sungai Barumun, Bupati H. Ali Sutan Harahap (TSO) datang berkunjung untuk mendengar dan menampung aspirasi warga secara langsung. Maka atas perhatian TSO sebagai Bupati dan kepala daerah
defenitif yang sepanjang kepemimpinanya banyak memperhatikan kondisi masyarakat, terlebih perhatiannya terhadap anak yatim, dhuafa dan jompo sangat menyentuh hati masyarakat. Hal itu menandakan, ia (TSO) memiliki perhatian terhadap nasib rakyat, begitu juga upaya peningkatan pembangunandemimendorongpercepatan peningkatan kesejahteraan masyarakatPadanglawas,katawarga. Bupati Padanglawas H. Ali Sutan Harahap (TSO) menyampaikan, Desa Siparau sekitar juga merupakan bagian dari Kab.
Padanglawas, untuk itu tidak terlepas dari perhatian. Begitu juga dengan program pembangunan daerah Kab. Padanglawas yang dari tahun ke tahun diupayakan peningkatannya, terutama pembangunan infrastruktur di daerah pelosok untuk mendukung kelancaran transportasi. Dalamkesempatanitu,Bupati jugamemberikanbantuangenset. Turut hadir dalam acara itu anggota DPRD Padanglawas, pimpinan SKPD, para camat tokoh masyarakat, alim ulama dan masyarakat. (a33)
Waspada/Ahmad Cerem Meha
DI wilayah Tabagsel, ada tradisi marsialapari, kearifan lokal bermuatan sikap tolongmenolong.
Diminta Hormati Proses Hukum Bupati Madina PANYABUNGAN (Waspada): Seluruh komponen masyarakat, baik itu advokat, DPRD, mahasiswa, Ormas, ulama dan tokoh masyarakat serta pemuda, diharapkan senantiasa menghormati proses hukum Bupati Madina HM. Hidayat Batubara dan Plt. Kadis PUD Madina Khairul Anwar Daulay yang sekarang ditangani Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK) “Kita serahkan sepenuhnya ke KPK terkait proses hukum Bupati Madina dan Plt Kadis PUD. Tak perlu kita memaksakan diri. Desakan kepada Mendagri dan Gubsu menonaktifkan Bupati Madina, itu wajar, tapi janganlah melontarkan kalimat yang dapat memperkeruh suasana. Kita justru harus menjaga suasana kondusif,” ujarWakil Ketua Komisi I (membidangi hukum, pemerintahan dan pendidikan) DPRD Madina Iskandar Hasibuan, SE, kemarin. Kepada seluruh komponen pelaksana pemerintahan mulai dari Wakil Bupati, Sekdakab,
para Asisten, pimpinan SKPD diharapkannya selalu menjalankan program kerjanya masingmasing, sebab sampai sekarang anggaran SKPD belum ada dikurangi sekalipun bupati berada di Rutan Guntur. “Jangan-jangan timbulnya pernyataan beberapa oknum terkait proses hukum Bupati ada udang di balik peyek, kalau sudah tiba waktunya yakinlah yang namanya perbuatan melanggar hukum itu akan mendapat hukuman, nggak usah kita ngotot mengatakan pemerintahan tidak jalan, sebab yang diamankan hanya HM Hidayat dan Khairul Anwar, mana mungkin gara-gara itu pemerintahanterseokseok,”ujarIskandarHasibuan. Hanya saja, ujarnya, anggota DPRD Madina maunya lebih meningkatkan pengawasan terhadap kinerja SKPD dan bila perlu melakukan Rapat Dengar Pendapat agar diketahui apa masalah diSKPDitu.“Janganlahkitahanyamenjadipenonton lenong,” ujarnya. (ihn)
Pembahasan 11 Ranperda Di Madina Terkendala PANYABUNGAN (Waspada): Penundaan pembahasan 11 Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) oleh Badan Legislasi DPRD Kab. Mandailing Natal (Madina) tidak melulu akibat faktor dana sekretariat dewan. Di antara kesebelas Ranperda ada yang sangat krusialsehinggamembutuhkankoordinasimutlak dengan lembaga terkait di Jakarta. Sejatinya perencanaan pengajuan Ranperda itu harus dimatangkan sebelum pengesahan APBD 2013 agar tak terbentur anggaran dana seperti sekarang ini. Dengan kata lain, Badan Legilalasi DPRD Madina menghendaki agar produk Perda itu nantinya tidak memiliki cacat, makanya membutuhkan pembahasan secara detail dan objektif serta membutuhkan koordinasi dengan lembaga
terkait. “Penundaan bukan melulu dilihat dari sisi kengototanBadanLegislasimelakukankunjungan kerja keluar provinsi, tapi alasan penundaan disebabkan lemahnya perencanaan pemerintah daerah terhadap Prolegda (Program Legislasi Daerah),” kata Ketua Badan Legislasi DPRD Madina Dodi Martua di Panyabungan, Sabtu (20/7). Seharusnya kata Dodi, Prolegda tahun 2013 diajukan sebelum pengesahaan APBD 2013 sehingga tidak terkendala dengan anggaran. Apalagi beberapa ranperda yang diajukan ini sangat krusial dan memerlukan kajian mendalam karena menyangkut kepentingan hidup orang banyak di daerah ini. (a28)
Pemko G. Sitoli Bedah 30 Rumah GUNUNGSITOLI (Waspada): Pada 2013, Pemko Gunungsitoli menganggarkan Rp750 juta untuk 30 unit rumah warga miskin tidak layak huni yang akan dibedah di enam kecamatan di Kota Gunungsitoli. “Dana tersebut akan dikelola secara swakelola oleh warga di bawah pengawasan Dinas Tata Ruang dan Pemukiman Kota Gunungsitoli,” ujar Wali Kota Gunungsitoli Drs Martinus Lase, SH meninjau sejumlah rumah warga miskin tidak layak huni di Kec. Gunungsitoli Utara, barubaru ini. Dikatakan, program bedah rumah tidak layak huni ini dimulai September dan ditargetkan selesai November 2013. Pembedahan dilakukan dengan mengganti papan dan kayu yang sudah tidak layak pakai, serta membangun kamar mandi/wc di dalam rumah supaya menjadi rumah yang sehat. Sedangkan kriteria rumah yang layak untuk dibedah, lanjut wali kota, sudah disurvei petugas dari Dinas Tarukim bekerjasama dengan camat
dan Kades, serta rumah warga yang sangat miskin dengan penghasilan di bawah upah minimum regional. Kepala Dinas Tata Ruang dan Pemukiman Kota Gunungsitoli Ir. Wirni Zebua mengatakan, pada 2014 direncanakan 200 unit rumah warga miskin tidak layak huni di enam kecamatan yang ada di Kota Gunungsitoli akan dibedah. Anggaran untuk bedah 200 rumah tidak layak huni pada tahun 2014 bersumber dari APBD Provinsi Sumatera Utara. Menurut Wirni, 200 unit rumah warga yang akan dibedah sudah disurvei sebelumnya oleh petugas survei dari Dinas Tarukim Provinsi Sumatera Utara bersama Dinas Tarukim Kota Gunungsitoli dan Bappeda pada Januari 2013. Wirni memastikan, rumah warga miskin yang telah disurvei petugas dari Provinsi Sumatera Utara,tidakakanmendapatbantuanbedahrumah yang berasal dari dana APBD Kota Gunungsitoli sehingga program ini tidak menjadi tumpang tindih. (a25)
Pemekaran Simalungun Tunggu Keputusan Pusat Waspada/Idaham Butarbutar
IBU-IBU warga Desa Siparau, Kec. Barumun menyambut kedatangan Bupati Padanglawas H. Ali Sutan Harahap di desa tersebut dalam rangka Safari Ramadhan 1434 H.
Ketabo Tu Saba Marsialapari LAIN lubuk lain ikannya, lain ladang lain pula belalangnya. Setiap daerah mempunyai adat dan budaya sendiri, seperti halnya di wilayah Tanah Angkola yaitu Padangsidimpuan dan Tapanuli Selatan sekitarnya. Maka di situ juga akan mengikutitradisi,terlepasmerekamenggunakan budaya Angkola atau Mandailing.Dulunya,daerahKab. Tapanuli Selatan, tetapi setelah
Waspada/Ahmad Cerem Meha
KETUA Komisi III Bidang Pembangunan DPRD Taspel Mahmud Lubis berhari-hari meninjau langsung jalan ke wilayah Kec Muara Batangtoru. Hatinya menjerit melihat penderitaan warga.
pemekaranmenjadibeberapakabupaten/kotayaituKab.Mandailing Natal (Madina), Kota Padangsidimpuan, Kab.Tapanuli Selatan, Kab. Padanglawas (Palas) Kab. PadanglawasUtara(Paluta).Kelima daerah ini disebut Tapanuli Bagian Selatan (Tabagsel). Diwilayahiniadatradisi marsialapari. Marsialapari merupakan budaya atau kearifan lokal. Marsialapariberasaldariduasuku kata yaitu alap (panggil) dan ari (hari),Marsialaparimenurutistilah suatu kegiatan tolong menolong. ‘’Ketabo tu saba dongan marsialapari (ayolah kawan tolongmenolong ke sawah) biar cepat selesai menanam padi saudaraku,’’ujar Risnawati boru Harahap di Saba Bolak, di pinggiran Kota Padangsidimpuan, kemarin. Makakitajugadapatbantuan yangsamadisaatkitamembutuhkan, biasanya dilakukan di sawah atau kebun. Jadi, marsialapari adalah kegiatan menolong orang lainsecarabersama-sama dengan rasa gembira dengan harapan oranglaintersebutmenolongkita di waktu lain ketika kita membutuhkan. Jumlah harinya juga dihitungberapaharikitakesawah
si Badu maka si Badu juga akan datangkesawahkitadenganjumlah hariyangsama.Saatmanyabi(memanen padi) ataupun marsuan eme (menanam padi) sudah pasti marsialapari, manyabi itu bagaikanpestayangdilakukandisawah. saat manyabi adalah saat paling ditunggu-tunggubaikolehpeserta marsialaparimaupunanak-anak. Manyabi penuh kenangan dan sangat membahagiakan. Dengan marsialapari pekerjaan yang sulit jadi ringan,mengerjakan sawah yang luas tidak perlu mengeluarkan uang, cukup dengan marsialapari. Budaya marsialapari ini terus berkembang di wilayahTabagsel dan dapat dicontoh oleh daerah lain. Mukhtar Helmi Nasution pengamat sosial di Kota Padangsidimpuan memberikan apresiasi kepada budaya marsialapari. “Budaya lokal marsialapari yang masih terjaga perlu dilestarikan di kotaini.Marsialapariharapankita bukan hanya bagi masyarakat di sawah,namunjugabagipemerintah dalam memperhatikan nasib warga yang kurang sejahtera,” ujarnya . Ahmad Cerem Meha
SIMALUNGUN (Waspada): Bupati SimalungunJRSaragih mengatakan,prosespemekaran Kab. Simalungun menjadi dua wilayah otonom tinggal menunggu keputusan dan izin dari Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono. Seluruh berkas persyaratan dibutuhkan untuk pemekaran tersebut sudah dipenuhi dan sudah disampaikan kepada pemerintah pusat dalam hal ini Mendagri dan DPR-RI. “Justru itu, kami berharap masyarakat turut mendoakan agar pemekaran Simalungun dapat terwujud tahun ini,” tandas JR Saragih di hadapan ribuan warga Kec. Bandar dan Pematangbandar saat melakukan Safari Ramadhan dan buka puasa bersama dengan masyarakat di Masjid Agung Al-Munawwaroh Perdagangan, Jumat (18/7). Menurut bupati, usulan agar pemerintah pusat menyetujui daerah Simalungun dimekarkan menjadi dua wilayah kabupaten yakni Kab. Simalungun (induk) dan Kab. Simalungun Ha-
Waspada/Hasuna Damanik
BUPATI Simalungun JR Saragih menyerahkan bingkisan kepada nazir masjid pada acara buka puasa bersama di Masjid Al-Munawwaroh, Perdagangan.
taran (pemekaran) telah lama diidam-idamkan masyarakat, termasuk dia sebagai Bupati Simalungun. Apalagi realisasi pemekaran Simalungun merupakan salahsatu janji politiknya kepada masyarakat saat Pilkada, sehingga apapun konsekwensinya harapan yang sudah diidam-idamkan sejak puluhan tahun itu harus terwujud. “Sesungguhnyausulanagarpemerintahpusat menyetujui pemekaran Simalungun menjadi dua wilayah kabupaten tinggal menunggu waktu, karena berkas persyaratan yang dibutuhkan untuk proses pemekaran tersebut sudah dipenuhi dan saat ini sudah berada di meja Mendagri dan DPR-RI,” kata Saragih. Dikatakan, pemekaran dearah bertujuan mempercepat pembangunan dan pelayanan kepada masyarakat. Prosesnya juga membutuhkan keseriusan semua pihak. “Pemekaran ini bukan hanya mimpi masyarakat saja, tapi ini mimpi saya juga dan merupakan janji saya pada masa sebelum saya menjadi bupati,” tandas Bupati. Hal yang sama dikemukakan Ketua DPRD Simalungun Binton Tindaon. Dikatakan, pemekaran suatu daerah merupakan dambaan bagi masyarakat. “Ini telah menjadi komitmen kami (Pemkab Simalungun) untuk memekarkan daerah ini, bahkan dukungan untuk itu sudah kami lakukan, yang jelas berkas tentang pemekaran Kabupaten Simalungun sudah sampai ke DPR-RI. Untuk itu mari kita doakan agar hal ini (pemekaran) segera terwujud,” ujar Binton. Pelaksanaan berbuka puasa bersama antara Pemkab Simalungun dan masyarakat se-Kec. Bandar dan Pematang Bandar ditandai dengan penyerahan bingkisan kepada 100 anak yatim dan 120 nazir masjid dan penggali kubur serta pelepasan tim safari Ramadhan Kab. Simalungun 1434 H. (a29)
Ekonomi & Bisnis
B4
Bandara Baru Catatan Gus Irawan K A L AU t a k a d a a ra l dan Bandar Udara Incheon melintang berbagai pihak Korea Selatan. Bandara yang berkompeten sudah menyaDari lembaga pemeringterintegrasi dengan takan Kualanamu Internakat internasional siapa pun kereta api, bus, taksi, tional Airport (KNIA) akan yang mensurvei tetap saja resmi beroperasi mulai 25 Juli ketiga bandara itu hadir di tiga kendaraan umum atau Kamis pekan ini. teratas. serta jalan tol Beroperasinya bandara itu Lihat misalnya hasil survei (seharusnya), pasti mengingatkan saya kembali versi Skytrax 2013. Hong Kong pada beberapa perjalanan Internasional Airport kembali akan menunjukkan yang sempat singgah di bermenjadi bandara terbaik kekuatan besar bagai kota. Baik itu di dalam dunia tahun ini berdasarkan Sumut yang negeri maupun luar negeri. penilaian yang diberikan Tentu cerminan utama jutaan penumpang dari sesungguhnya jika dari kedatangan pengunjung seluruh dunia. dibanding Polonia adalah bandara. Itulah pintu Bahkan pencapaian terseyang kian hari sudah masuk tamu ke satu wilayah. but sudah tujuh kali beruntun Saya jadi ingat kembali tulisan tanpa terputus. Perlu kita tahu seperti stasiun bus di kolom ini tentang kunjuSkytrax adalah satu peruumum saja. ngan saya ke Bali beberapa sahaan riset swasta yang waktu lalu bersama isteri. bermarkas di London. Lantas Walau bandara itu sedang mereka menilai bandara mengalami perluasan namun tidak membuat terbaik di dunia atas dasar 40 kategori serta citranya sebagai kota pariwisata berkurang. melibatkan penumpang dari 190 negara di Kenyamanan dan keramahan warga setempat dunia dengan 8,2 juta kuisioner yang diisi secara membuat para tamu tetap bisa tersenyum. sukarela oleh penumpang selama 10 bulan. Dan beberapa bandara yang saya datangi Atas dasar itulah Skytrax melakukan penilaimembuat referensi tentang pentingnya an terhadap bandara dengan beberapa faktor lapangan terbang sebagai pintu penarik minat seperti tempat belanja, area makan, pelayanan berbagai kalangan. KNIA walaupun sejauh ini dan kesopanan staf, pengiriman bagasi serta banyak yang terkesan menganggapnya keamanan. dipaksakan beroperasi tapi baiklah, kita ambil Memang dalam survei itu kemudian sisi positifnya saja. muncul beberapa bandara di Asia yang tercatat Pertama beroperasi nanti pasti kebingungan cukup baik. Seperti sudah saya sebut di atas dan berbagai kejanggalan masih akan terasa. selain Hong Kong, ada juga Singapura dan Namun saya yakin itu hanya proses. Learning Incheon. by doing saja, sambil berjalan belajar saja kita Di peringkat 10 besar versi mereka ada di situ. beberapa bandara di Asia termasuk Kansai Bukan trial and error, mencoba dan gagal. Jepang dan Kuala Lumpur Malaysia. Lalu di Buat yang sudah punya tiket terbang 25 Juli ke Indonesia bandara manakah yang terbaik? atas akan menjadi tamu KNIA. Sebagai gerbang Walaupun di awal saya menyebut bandar udara utama menuju Sumut, kita pasti berharap inilah di Bali cukup nyaman dan menenangkan wajah daerah ini sebenarnya. Soal optimisme ternyata bukan itu yang terbaik di Indonesia. pasti semua ingin berjalan sempurna. Peraih penghargaan best performing InTentu ada banyak harapan di bandara baru donesia of the year 2013 adalah Bandara Juanda. tersebut. Sebab di situ akan muncul kota baru. Ini merupakan bandara internasional di Pusat pertumbuhan baru. Walau sebenarnya Surabaya, kabupaten Sidoarjo. Bandara ini pengoperasian bandara itu harus seiring dengan merupakan yang tersibuk nomor dua di Indohadirnya jalan tol Medan-Tebing Tinggi. nesia setelah Soekarno Hatta. Selain perform Bandara yang terintegrasi dengan kereta of the year mereka juga pernah meraih pengapi, bus, taksi, kendaraan umum serta jalan hargaan tingkat ASEAN. tol (seharusnya), pasti akan menunjukkan Kenapa saya memunculkan nama itu? kekuatan besar Sumut yang sesungguhnya jika Paling tidak memotivasi KNIA agar segera cepat dibanding Polonia yang kian hari sudah seperti berbenah menunjukkan kapasitasnya sebagai stasiun bus umum saja. bandara internasional. Tentu saya tak ingin Di beberapa referensi saya memang melihat membandingkan bandara di dalam negeri ada banyak bandara bagus di dunia ini. Kalau dengan Incheon, Korea Selatan yang baru saya bicara bandara terbaik sedunia tentulah tak kunjungi waktu liburan anak sekolah Juni lalu. akan jauh-jauh dari Bandar Udara Changi (kritik dan saran email: Airport Singapura, Bandar Udara Hong Kong mediacenter@gusirawan.com)
Rampungkan Tol Medan-Tebing Tinggi MEDAN (Waspada): Praktisi bisnis di Medan mengaku tidak terlalu optimis operasional Bandara Kualanamu yang akan dimulai 25 Juli pekan ini langsung normal. Akan banyak kejanggalan yang terjadi.‘’Kalau operasionalnya mau normal, rampungkan dulu pembangunan jalan tol Medan ke Tebing Tinggi,” kata Vincent Wijaya, Minggu (21/7). Kepada Waspada, pebisnis yang banyak menggunakan jasa bandara itu untuk beberapa keperluan mengaku belum merasa nyaman kalau harus berangkat dari Kualanamu International Airport (KNIA). “Bagaimana mungkin, jalan tol ke sana saja belum ada. Kalau saya naik bus belum tahu bera-
pa lama durasinya. Kemudian kalau bawa kendaraan sendiri apa ada jaminan jalan ke sana sudah bagus,” tuturnya. Vincent, mengatakan memang seluruh perangkat di dalam bandara sudah siap sejak tahun lalu. Tapi belum untuk transportasi. Kemacetan di mulut jalan raya ke akses bandara bakal meningkat. “Ini kan menjelang lebaran. Distribusi berbagai keperluan puasa dan lebaran pasti akan terkendala dengan perpindahan itu. Sebab tidak serta merta akan langsung terintegrasi antara sistem di Polonia dengan KNIA,” tuturnya. Menurut Vincent, langkah paling ideal mengoperasikan
bandara ini bukan sekarang. Tapi setelah jalan tol Medan Tebing Tinggi siap. Persoalan lain yang dilihatnya adalah dengan mengoperasikan kereta api ke KNIA akan ikut memacatkan Medan. Padahal kalau jalan tol Medan ke Tebing Tinggi rampung lebih dulu, jalur kereta api bisa diminimalisir sebagai penambah problem kemacetan di inti kota Medan. Efek ekonomi paling berat yang bisa dirasakan masyarakat dengan beroperasinya KNIA, menurut dia, adalah jalan lintas Sumatera akan ikut terganggu. “Barang-barang yang didatangkan dari Jawa dan sebaliknya akan ikut terganggu. “(m06)
Asing Terus Tekan Daya Saing CPO JAKARTA (Waspada): Daya saing minyak sawit mentah (CPO) yang sangat tinggi terus ditekan asing melalui kampanye negatif dan berbagai regulasi yang meningkatkan biaya produksi komoditas andalan ekspor Indonesia itu. Sekretaris Jenderal Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (Gapki) Joko Supriyono, Sabtu (20/7) malam, mengatakan, ssawit makin lama makin tidak kompetitif. Keunggulan sawit kita yang efisien diserang asing agar tidak kompetititif. Dia mengatakan upaya tersebut dilakukan pihak asing melalui berbagai kampanye negatif. Seperti pembunuhan orang utan, deforestasi, emisi rumah kaca, dan pembakaran hutan. Disamping kewajiban sertifikasi, seperti RSPO (Roundtable Sustainable Palm Oil) yang membuat biaya tinggi. Selain itu, lanjut Joko, berbagai peraturan di negara Barat, seperti Amerika Serikat melalui NODA ((Notice of Data Availability ) dari EPA (Environmental Protection Agency) dan Uni Eropa lewat Renewable Energy Directive (RED), juga berusaha menghambat masuknya CPO ke negara-negara tersebut. “Hal itu mereka lakukan karena sawit yang produktivitasnya tinggi mengancam bisnis kedelai dan rapeseed di AS dan Eropa,” ujar Joko. Satu hektare lahan sawit, kata dia, bisa menghasilkan CPO 3,3 ton. Sedangkan kedelai hanya 0,3 ton, rapeseed 0,7 ton, dan bunga matahari 0,5 ton. “Bila minyak sawit tumbuh bisa
JAKARTA (Waspada) Direktorat Jenderal Pengelolaan Utang (DJPU) Kementerian Keuangan (Kemenkeu) mencatat utang Indonesia mengalami penurunan Rp400 miliar selama periode Juni 2013. Melansir data yang diterbitkan DJPU, Sabtu (20/7), total utang Indonesia pada Juni ini turun menjadi Rp2.036,14 triliun dari posisi Mei sebesar Rp2.036,54 triliun. Padahal, nilai tukar rupiah tercatat melemah menjadi Rp9.929 per dolar AS dari Rp9.802 per dolar AS. Utang tersebut didominasi dari penerbitan obligasi alias Surat Berharga Negara (SBN) yang mengalami kenaikan sebesar Rp4,14 triliun dari Rp1.461,28 triliun pada akhir Mei, menjadi Rp1.457,14 triliun pada akhir Juni ini. Namun, jika dibandingkan dengan 2012, maka utang tersebut mengalami kenaikan Rp96,04 triliun dari posisi pada 2012 sebesar Rp1.361,10 triliun. Adapun obligasi tersebut, terdiri dari denominasi rupiah sebesar Rp1.096,19 triliun, dan denominasi valuta asing (valas) sebesar Rp379,27 triliun. Di sisi lain, pinjaman luar negeri tercatat mengalami kenaikan sebesar Rp5,57 triliun dari Rp573,43 triliun pada akhir Mei, menjadi Rp579 triliun pada akhir Juni. Pinjaman luar negeri tersebut, berasal dari pinjaman bilateral sebesar Rp325,89 triliun, pinjaman multilateral sebesar Rp226,69 triliun, pinjaman komersial sebesar Rp24,21 triliun dan suppliers sebesar Rp330 miliar. Sedangkan pinjaman dari dalam negeri naik dan berada di kisaran Rp1,88 triliun. (okz)
‘’Lengkaplah Penderitaan Rakyat’’ TIM PANSUS (panitia khusus) Kelistrikan DPRD Sumut sudah hampir dapat menyimpulkan bahwa masalah kelistrikan di Sumut sarat korupsi. Saat melakukan pengumpulan data dan diskusi dengan pihak PLN, ditemui banyak kejanggalan dalam pengoperasian listrik.
Waspada/Zul Harahap
Tim Panitia Khusus (Pansus) Kelistrikan DPRD Sumut meninjau mesin pembangkit listrik yang rusak di PLN Sektor Pembangkitan Belawan, belum lama ini. an dengan direksi PT PLN. Pada tahap awal ini, tim Pansus melakukan pengumpulan data dan turun ke lapangan untuk meninjau kegiatan fisik di lapangan. Untuk mengefektifkan waktu, tim Pansus dibagi tiga. Ajib Shah, memimpin tim satu, dengan Koordinator Sigit
Pramono Asri, dan personil tim, Marahalim Harahap, Yan Syahril, Alijabar Napitupulu, M.Nasir, M.Yusuf Siregar dan Jamaluddin Hasibuan. Pembakit buruk Dari penelusuran awal tim diketahui bahwa krisis listrik di
menjadi ancaman bagi negara maju, karena akan mengurangi ketergantungan Indonesia terhadap AS dan Eropa,” ujar Joko. Sayangnya, dia menilai belum ada dukungan pemerintah yang kuat terhadap industri minyak sawit nasional dalam menghadapi serangan asing terhadap efisiensi CPO. Hal itu, menurut Joko, setidaknya terlihat tidak masuknya pembahasan masalah CPO pada KTT APEC di Bali tahun ini. “Ini harus lobi antar pemerintahan. Bukan antar pelaku bisnis lagi,” kata Joko. Hal itu, lanjut dia, karena daya saing CPO dihambat oleh peraturan pemerintah di negara maju, sehingga upaya ekspansi ekspor terhambat. Untuk mengantisipasi semakin kuatnya serangan negara maju terhadap CPO, kata Joko, pihaknya terus berupaya memperkuat ekspansi ke negara tujuan ekspor baru, seperti Afrika dan Timur Tengah. 27,5 juta ton Sementara itu, menurut Joko Supriyono, produksi CPO nasional diproyeksi sebesar 27,5 juta ton sampai akhir tahun, naik dibandingkan 2012 yang mencapai 26,5 juta ton. Dengan demikian, produksi CPO nasional pada 2013 tetap akan mengalami pertumbuhan, meski hanya satu juta ton. Pertumbuhan produksi CPO yang hanya satu juta ton tersebut, kata Joko, berdampak pada stok CPO nasional yang diproyeksi turun tahun ini. “Tahun lalu stok CPO mencapai sekitar lima juta ton. Tahun ini diperkirakan sekitar dua juta ton,” katanya. Akibat stok yang besar tahun lalu, sampai semester pertama tahun ini ekspor CPO nasional, kata dia, tetap tumbuh sekitar 29 persen, meskipun produksi pada periode yang sama turun 6-7 persen. (ant)
Utang Indonesia Turun Rp400 M
Pansus DPRDSU Dalami Masalah Listrik
Mulai dari masalah mesin pambangkit, jaringan sampai pada pendistribusiaan arus. Termasuk juga keterlibatan PT PJBS dan PT Navigat. Dipimpin ketuanya Ajib Shah, Pansus Kelistrikan DPRD Sumut kini mulai melaksanakan tugasnya. Yakni mencari tau penyebab terjadinya krisis listrik saat ini. DPRD Sumut mengaku curiga, karena setiap tahun, terlebih menjelang bulan Ramadhan dan Idul Fitri, kasus krisis listrik berulang terjadi. ‘’Seperti ada ‘kedengkian’ PLN kepada umat Islam,’’ kata Ajib Shah, dalam satu pertemu-
WASPADA Senin, 22 Juli 2013
Sumut terjadi disebabkan oleh buruknya kondisi mesin pembangkit yang ada. Diduga, PLN tidak melakukan perawatan secara rutin. Akibatnya arus yang dihasilkan pembangkitpembangkit itu hilang hampir 50 persen. Di PLN Sektor Pembang-
kitan Bewalan yang ditinjau tim Pansus, di sana ada 11 pembangkit listrik tenaga gas dan uap. Dari seluruh mesin pembangkit itu harusnya menghasilkan daya listrik 1.193,8 mega watt (MW). Namun saat ini daya yang dihasilkan hanya 667 MW. Asisten Manager Engineering Trisno dan Asisten Manager Operasi Aulia Hamdi, yang menerima tim Pansus di lapangan, menyebutkan mesin-mesin pembangit itu tidak mampu lagi menghasilkan daya sesuai dengan kapasitas terpasang. Malah saat ini kondisi itu diperburuk lagi dengan tidak beroperasinya dua mesin. Yakni PLTU Unit 1 dengan kapasitas 65 MW dan Gas Turbine (GT ) 1.2 dengan kapasitas 128,8 MW. Diperkirakan kedua mesin itu baru akan hidup kembali pada pertengahan tahun depan. Alasannya, karena spare partnya harus dipesan dulu oleh perusahaan pemenang tender yang dilakukan oleh PLN Pembangkitan Sumatera Bagian Utara (SBU). Dari penelusuran tim Pansus, diperoleh informasi bahwa buruknya kondisi mesin pembangkit listrik tersebut diakibatkan dari tidak profesionalnya managemen PT PLN melakukan perawatan. Contohnya saja pada rusaknya mesin GT 1.2, adalah akibat dari kesalahan perawatan. PLN menyerahkan perawatan mesin itu pada PT Pembangkitan Jawa
Waspada/Surya Efendi
Presdir PT Visa Worldwide Indonesia Ellyana Fuad (kiri) bersama Dirut PT Railink M Fadhila menunjukan tiket,kartu Railink danVisa usai menandatangani kerjasama antara kedua perusahaan di Stasiun Besar Kereta Api Medan, Sabtu (20/7).
PT Railink Gandeng VISA MEDAN (Waspada) : Untuk memberikan kemudahan layanan kepada penumpang Kereta Api (KA) dalam pembelian tiket ke Bandara Kualanamu, Direktur Utama PT Railink M. Fadhila, melakukan kerjasama dengan menggandeng VISA sebagai penggunaan kartu debit dan kartu kredit. “Penumpang KA Bandara Kuala Namu dapat membeli tiketnya dengan menggunkan kartu debit ataupun kartu kredit dari bank penerbit manapun, bahkan turis mancanegara pun dapat menggunakannya,”ujar Fadhila dalam Acara Penandatanganan Kerjasama PT Railink dan Visa Menuju Less Cash Society di Indonesia, di Stasiun KA Medan, Sabtu (20/7). Menurut Fadhila, hal ini dilakukan untuk melengkapi fasilitas kemudahan kepada penumpang untuk mendapatkan tiket KA bandara. Sebelumnya PT Railink juga menggan-
deng lima bank nasional untuk kemudahan bertransaksi untuk mendapatkan tiket KA Bandara. Sementara itu, Ellyana Fuad, selaku President Direktur PT. Visa Worldwide Indonesia menyatakan kerjasamaVisa dengan Railink akan menciptakan suatu pembayaran yang lebih mudah dan terkangkau bagi para penumpang. Katanya, para penumpang kereta api dapat menggunakan kartu Visa yang lebih nyaman dari pada uang tunai. Selain itu kartu juga lebih aman. ‘’Kalau uang tunaikan sulit disimpan dan mudah hilang. Jika hilang atau dicuri kartu itu dapat diganti. Tidak hanya para penumpang yang nyaman dalam pembayaran elektronik, tapi Railink juga akan mendapatkan efisiensi karena biaya pengelolaan uang tunai yang berkurang,” kata Ellyana. (m38)
THR Satu Bulan Gaji JAKARTA (Waspada): Pemerintah dan Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) sepakat, jumlah Tunjangan Hari Raya (THR) yang diberikan kepada pegawai sebesar satu bulan gaji. “Tadi kami telah menyepakati bahwa jumlah THR adalah sebesar satu bulan gaji pegawai. Tidak lebih dan tidak kurang,” kata ketua Umum Apindo SofjanWanandi di Jakarta, Sabtu (20/7). Hal tersebut sesuai dengan surat edaran Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi bahwa pembayaran THR merupakan kewajiban pengusaha kepada pekerja atau buruh, dan wajib dilaksanakan secara konsisten sebesar satu kali gaji. Namun, THR diberikan bagi yang minimal telah bekerja setahun, agar tercipta suasana hubungan kerja yang harmonis dan kondusif. Sofyan, mengatakan penetapan besaran jumlah THR tersebut sangat penting, sehingga
tidak terjadi kesimpangsiuran di tataran masyarakat, dimana ada permintaan THR yang lebih besar karena kenaikan BBM. ‘’Dewan pengupahan di tiap daerah itu memerlukan guidance dari pemerintah, tidak ada macam-macam itu casual yang minta lebih dari satu bulan gaji THR itu,” katanya. Dia mengatakan, dengan peraturan tersebut maka tidak ada lagi gejolak dengan dewan pengupahan dan gejolak dengan ketenagakerjaan serta tidak dimanfaatkan oleh oknumoknum tertentu untuk tujuan politis. Lebih lanjut sofyan. mengatakan, pemerintah, dunia usaha dan juga buruh perlu melakukan rekonsiliasi untuk menjaga kepentingan nasional, bukan malah mempertahankan kepentingan sendiri-sendiri. “Kita harus bersatu agar ekonomi tetap jalan kita hadapi tahun politik ke depan. politik harus jalan, ekonomi harus jalan,” tukas dia. (okz)
Warga Denpasar Malu Terima BLSM DENPASAR (Waspada): Kepala PT Pos Indonesia Ritel dan Properti Area 8/Bali-Nusra, I Made Wirya Suputra, mendapati sejumlah warga Kota Denpasar, malu menerima bantuan langsung sementara masyarakat (BLSM). “Dari kasus yang kami amati di Denpasar, ada sejumlah penerima BLSM yang malu mengambil uang BLSM secara bersamaan di kantor pos,” katanya di Denpasar, Minggu (21/7). Alasan penerima bantuan yang tidak mau mengambil secara langsung pada saat waktu ditentukan adalah merasa gengsi. Kasus unik Bali Service (PJBS). Pemberian pekerjaan kepada perusahaan itu juga diduga sarat KKN. Karena PJBS adalah anak perusahaan PT Pembangkit Jawa Bali (PJB), yang merupakan anak perusahaan PT PLN. Dengan begitu, bisa disebut bahwa PT PJBS adalah ‘cucu’ PT PLN. Disebutkan bahwa sejak ditangani PT PJBS, mesin pembangit GT 1.2 tidak pernah beroperasi sempurna. Getaran (fibrasi) mesin itu sangat tinggi. Akibatnya pada bulan Oktober 2012, sebagian spare part mesin itu hancur. Hal yang hampir sama juga terjadi pada mesin pembangit PLTU unit 1 yang melaksanakan overhoule. Sebagian besar pengerjaannya juga dilakukan oleh cucu perusahaan PLN, yaitu PT PJBS. Mesin yang rusak sejak Maret 2012 ini awalnya diperkirakan selesai diperbaiki lima bulan. Namun ternyata sampai kini belum juga beroperasi. Belakangan kabarnya pekerjaannya dialihkan kepihak ketiga dengan nilai kontrak Rp5,4 miliar. Peristiwa sangat aneh yang dilakukan PLN adalah mereka melakukan kerjasama dengan perusahaan listrik swasta, yakni Navigat. Niatnya adalah untuk menopang listrik dari mesin pembangit yang rusak tersebut untuk mengatasi kekurangan pasokan daya listrik di Sumut. Mesin pembangit milik swasta ini berbahan bakar gas. Uniknya
itu hanya terjadi di ibu kota Provinsi Bali, yang jumlah penerima BLSM sekitar 151 ribu orang. “Sampai saat ini di Kota Denpasar tersisa sebanyak 926 orang yang belum mencairkan BLSM,” ujarnya. Pihaknya sudah berusaha mendatangi langsung. Namun ada yang sudah pindah tempat tinggal dan meninggal dunia, serta masih banyak kendala lainnya. I Made Wirya Suputra, mengemukakan untuk daerah lain di wilayah Nusa Tenggara adalah area yang dituju untuk penyerahan bantuan itu banyak berjarak cukup jauh. (ant)
dari kerjasama ini, gas yang digunakan Navigat itu berasal dari PT PLN. Lengkap penderitaan Setelah memperoleh data dan melakukan diskusi dengan jajaran direksi PT PLN, tim Pansus menyimpulkan bahwa, kalau hanya mengandalkan PLN, maka krisis listrik di Sumut tidak akan pernah berakhir. Karena untuk memperbaiki dua mesin saja dibutuhkan waktu lebih kurang satu tahun. Yakni sampai pertengahan tahun 2014. Maka disebutkan seorang anggota Pansus Alijabar Napitupulu: ‘’Lengkaplah penderitaan rakyat Sumut.’’ Hal yang membuat Pansus miris adalah melihat penjelasan pihak PLN yang berlainan dengan fakta.Yakni yang berkaitan dengan mesin pembangkit dan daya yang dihasilkan. Saat Pansus bertemu dengan direksi PLTU Pangkalan Susu, Manager Proyek Amansyah Purba, menyebutkan bahwa pihaknya akan mensuplai 2 x 200 MW pada tahun depan. Mesin pembangkitnya akan maksimal menghasilkan daya sesuai dengan kapasitas terpasang, dan tidak membutuhkan perawatan beberapa tahun ke depan. Keterangan ini bertolak belakang dengan yang disampaikan Manager Produksi PLN Pembangkitan Sumatera Bagian Utara (Kit SBU) Antono Sucatshon. Yakni saat dia men-
jelaskan masalah PLTU Labuhan Angin yang sejak beroperasi empat tahun lalu, sampai saat ini tidak mampu menghasilkan arus sesuai daya terpasang, yakni 2 x 115 MW. Atas pertanyaan Pansus ini, Antono, mengatakan bahwa mesin tua dan baru sama-sama membutuhkan perawatan khusus. Seperti mesin pembangkit Labuhan Angin, menurutnya, ada saja hal yang membutuhkan penyesuaiaan, sampai pada satu titik ditemukan muara permasalahannya. Bila itu sudah ditemukan, ke depan sudah tidak ditemukan lagi permasalahan berarti. ‘’Seperti di Labuhan Angin, setelah empat tahun beroperasi, sekarang baru kita temukan kunci permasalahannya,’’ kata Anton. Sulit bagi Pansus untuk mempercayai penjelasan pihak PLN dalam mengelola ketenagalistrikan. Disebutkan Ketua Pansus Kelistrikan Ajib Sah, pihaknya mensinyalir masalah kelistrikan di Sumut sarat dengan korupsi. Untuk itu, menurut Ajib, pihaknya akan terus mendalami masalah ini dengan serius. Se-lanjutnya Pansus akan mengun-dang sejumlah pakar, untuk memberikan masukan secara teknis, sebelum Pansus me-ngeluarkan rekomendasi. ‘’Bisa saja rekomendasinya, meminta aparat penegak hukum untuk memeriksa manajemen PLN, ‘’ kata Ajib Shah. � Zul Harahap
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Laporan Khusus
PENJELASAN teknis oleh Kedubes Arab Saudi Mustafa Bin Ibrahim Almubarak tentang studi lanjut ke Arab Saudi bagi dosen dan alumni UISU ke jenjang S2 dan S3 didampingi Rektor dan Ketua Pembina UISU TH. Hamdy Osman Delikhan.
B5
KEDUBES Arab Saudi Mustafa Bin Ibrahim Almubarak (5 dari kanan) didampingi Ketua Pembina UISU HT. Osman Delikhan Al-Hajj, Rektor, PR-VI Syarifuddin El Hayat, PR-II Yanhar Jamaluddin serta Dekan FAI.
Duta Besar Arab Saudi Kunjungi UISU Kampus Jl. Karya Bakti No. 34 Medan DUTA Besar Arab Saudi untuk Indonesia Mustafa Bin Ibrahim Almubarak melakukan kunjungan resmi ke Universitas Islam Sumatera Utara (UISU) Kampus Jl. Karya Bakti No. 34 Pkl. Masyhur, Kec. Medan Johor, Jumat 1 Maret 2013.
REKTOR UISU Dr. Ir. Mhd. Asaa, M.Si menerima kunjungan Dewan Dakwah Indonesia Sumatera Utara di UISU Kampus Jl. Karya Bakti 34 Medan.
UISU Jl. Karya Bakti No. 34 Medan
Semakin Dipercaya KEPERCAYAAN masyarakat terhadap UISU Jl. Karya Bakti 34 Medan kini semakin eksis, hal ini dibuktikan dari banyaknya tawaran-tawaran kerjasama baik dari kalangan perusahaan Perkebunan Nasional, maupun Perkebunan Swasta. Kerjasama yang telah dan sedang dilakukan oleh UISU, adalah kerjasama dengan PT. Bumitama Gunajaya Agro (Group Bumitama) rekrutmen bagi mahasiswa yang telah menyelesaikan perkuliahan dan wisuda, untuk diangkat sebagai staff di perusahaan P.T Bumitama Gunajaya Agro tersebut. Rektor UISU Dr. Ir. Mhd. Asaad, MSi menegaskan kembali bahwa kerjasama yang dilakukan UISU dengan PT.BGA (Group Bumitama) merupakan suatu percepatan secara quantum terhadap proses pendidikan dan penempatan kerja bagi mahasiswa UISU, dan saya memberikan apresiasi kepada P2K2 UISU yang merupakan suatu lembaga internal UISU dalam pengelolaan Ketenaga kerjaan dan Kewirausahaan, yang memprakarsai jalinan kerjasama kepada perusahaan-perusahaan yang berskala papan atas seperti PT Bumitama Gunajaya Agro (PT,BGA) Sementara Kepala HRD PT Bumitama Gunajaya Agro Bapak Dani, sangat berterima kasih kepada Rektor UISU Dr. Ir. Mhd. Asaad, MSi yang telah memberikan kepercayaan untuk melakukan kerjasama yang prinsipnya saling menguntungkan. Kami telah mengenal UISU sebagai perguruan tinggi tertua di Sumatera dan kami sangat percaya sehingga kami mau mengikat jalinan kerjasama ini. Kondisi di PT BGA saat ini Alumni UISU menempati peringkat ke 4 dari jumlah karyawan dan staff, setelah IPB UGM, dan Institut Perkebunan di Yogyakarta, kata. Dari sarjana UISU yang telah masuk ke dunia kerja sangat membawa citra almamater, mempunyai motivasi yang tinggi, saling bekerjasama dalam tim yang kuat dan peduli terhadap lingkungan. Kami merasa sangat bangga dengan alumni UISU, oleh karena itu kami akan lebih mengikat kerjasama secara permanen melalui MoU UISU dengan PT Bumitama Gunajaya Agro. Lanjutan kerjasama yang telah disepakati, pihak Manajemen PT. BGA (Group Bumitama) mengundang dan memfasilitasi Rektor UISU beserta Pemb. Rektor dan Kepala P2K2 UISU Ir. Deny Faisal Mirza ke Kantor Direksi Group Bimatama di Jakarta. Berselang tidak berapa lama pihak manajemen Group Bumitama memfasilitasi undangan kepada Rektor UISU beserta Staff untuk mengunjungi keberadaan dan kondisi Perkebunan Group Bumitama yang ada di Balikpapan Kalimantan, Bangka Barat, dan Pontianak Kalimantan Barat. Beberapa undangan untuk kunjungan ke Lokasi Perkebunan dan Kantor Direksi menunjukkan dan membuktikan betapa antusiasnya PT. BGA terhadap kredebilitas UISU sebagai lembaga pendidkan yang terus meningkatkan kualitasnya saat ini. (humas uisu)
RAMADHAN Pohan selaku ketua rombongan team Komisi I DPR-RI saat melakukan kunjungan kerja ke UISU Kampus Jl. Karya Bakti 34 Medan.
Kunker Komisi I DPR RI Ke UISU Kampus Jl. Karya Bakti No. 34 Medan KUNJUNGAN Kerja (Kunker) Komisi I DPR RI, yang dipimpin oleh ketua tim Ramadhan Pohan ke UISU Jl. Karya Bakti No. 34 Medan, bertujuan untuk mencari gagasan dan idea terkait penyempurnaan RUU tentang Perjanjian Internasional. Seluruh gagasan dan masukan guna penyempurnaan PR draft UU Perjanjian Internasinal, menjadi bahan pertimbangan Komisi I DPR RI , tegasnya. Kedatangan Rombongan Komisi I DPR RI ke Kampus UISU Jl.Karya Bakti 34 Medan disambut oleh Rektor UISU Dr. Ir. Mhd.Asaad, MSi yang didampingi oleh para pembantu Rektor. Rombongan Komisi I DPR RI terdiri dari Dr. Hj. R. Adjeng Ratna Suminar, Ir.Hary Kartana, Metya Havizd, Muhammad Ohe Sinapoy, Ir. Neil Iskandar Daulay, H.Tri Tamtomo, Dahlia, dan H Ahmad Mudani membutuhkan masukan apakah UU Perjanjian Internasional perlu direvisi atau tidak.
Dalam kunjungan tersebut Duta Besar Arab Saudi disambut oleh Rektor UISU Dr. Ir. Mhd. Asaad, MSi beserta Purek-IV Drs. H.Syarifuddin El Hayat, MA Purek I Syofyan SE, MSi dan segenap Civitas Akademika UISU. Dalam sambutannya Rektor UISU memaparkan tentang sejarah dan perkembangan UISU yang didirikan sejak 7 Januari 1951 merupakan Perguruan Tinggi pertama yang berdiri di luar pulau Jawa dan saat ini mengelola 9 Fakultas dan 25 Program Studi Strata 1 (S10, dan 3 Prodi Strata 2 (S2). Sementara pada sambutan Kedubes Arab Saudi Mustafa Bin Ibrahik Al Mubarak mengaku sangat bangga dan haru terhadap UISU yang merupakan Perguruan Tinggi tertua di Su-
matera dengan amal usahanya dan berharap UISU kedepan akan lebih maju dan berkembang. Disebutkannya lagi bahwa pihaknya telah melakukan kerjasama dengan Indonesia dalam bidang penerjemahan yang dilanjutkan dengan bidang perdagangan dan pendidikan. Khusus kerjasama dengan UISU Kampus Jl. Karya Bakti 34 Medan, akan difokuskan di bidang pendidikan dengan pemberian beasiswa yang sampai saat ini terus dikembangkan. Diakuinya sudah banyak Perguruan Tinggi yang meminta, tetapi khusus untuk UISU akan kita beri kesempatan, ungkapnya. Selain beasiswa Dubes Arab Saudi ini juga memberi kesempatan bagi UISU untuk me-
ngunjungi Universitas-universitas yang ada di Arab Saudi, belajar bagi mahasiswa dan dosen, bahkan sampai kepada pemberian visa undangan dan visa haji gratis bagi Dosen yang belum pernah haji, atas petunjuk Rektor UISU dan pihaknya juga akan membantu pengadaan buku-buku perpustakaan tentang pengetahuan terutama kajian Islam untuk UISU Acara kujungan sekaligus mempererat hubungan silaturrahmi antara UISU Kampus Jl. Karya Bakti No.34 Medan dengan Pemerintahan Kerajaan Arab Saudi diakhiri dengan pertukaran pemberian cenderamata oleh Rektor UISU Dr. Ir. Mhd. Asaad, MSi, kepada Dubes Arab Saudi Mustafa Bin Ibrahim Al Mubarak. (humas uisu)
PARA lulusan UISU Jl. Karya Bakti Pkl. Masyhur Medan saat diwisuda di Hotel Danau Toba Int. Jl. Imam Bonjol Medan.
Kampus Pilihan Yang Berlegalitas, Kampusnya Orang Sumut MASYARAKAT agar lebih berhati-hati dalam memasuki perguruan tinggi yang tidak memiliki izin. Dalam memasuki perguruan tinggi khususnya perguruan tinggi swasta (PTS) pada tahun ajaran baru 2013-2014, mengimbau kepada masyarakat luas agar berhati-hati dalam memilih PTS yang ada di Sumatera Utara. Imbauan dimaksudkan agar masyarakat tidak tertipu dan terkecoh atas publikasi yang menyesatkan yang pada akhirnya sangat merugikan si calon mahasiswa itu sendiri. Perlu diteliti legalitas PTS-nya secara jeli, apalagi saat ini era informasi telah canggih dan dapat tersebar ke seluruh pelosok tanah air, baik melalui internet, media cetak (surat kabar), maupun media elektronik yang selalu memberikan informasi kepada masyarakat. Setidaknya masyarakat telah mengetahui mana PTS yang memiliki izin operasional yang dikeluarkan oleh Dikti Kemdikbud RI, dan mana yang tidak memiliki izin. Sesuai dengan pernyataan yang dilansir di media surat kabar, Ketua Kopertis Wilayah I Aceh-Sumut Prof. Dian Armanto, MPd, MA, MSc, PhD bahwa izin operasional yang dikeluarkan Dikti, Kemdikbud RI sangat penting untuk menunjukkan program studi PTS yang berhak menyelenggarakan perkuliahan. PTS yang sah dan legal harus memiliki data base mahasiswa dan dosen yang terdaftar di EPSBED/PDPT Dikti dan kopertis. Kopertis yang merupakan perpanjangan tangan Dikti Kemdikbud RI sudah semestinya memberitahukan kepada masyarakat PTS yang memiliki izin operasional. Universitas Islam Sumatera Utara (UISU) yang beralamat di Jl. Karya Bakti, Pkl. Masyhur, Medan adalah PTS yang telah memiliki persyaratan-persyaratan berdasarkan hukum dan didukung dosen sebanyak: 1909 orang dosen tetap Yayasan UISU, 61 orang dosen PNS Dpk Kopertis Wilayah I, total
keseluruhan 251 orang memiliki legalitas dan keabsahannya yang dapat diuji secara hukum, dapat dibuktikan dari dokumendokumen berupa: 1. Surat Dirjen AHU Dep. KUM dan HAM, No. C.HT 01.10-14 tanggal 3 April 2007, perihal penegasan Yayasan UISU yang sah. 2. Surat Dirjen AHU Dep. KUM dan HAM, No. AHU-AH 0108-418 tanggal 16 Juli 2009 perihal Yayasan Universitas Islam Sumatera Utara disingkat UISU. 3. Surat Kemdiknas RI No. 131/MPN/DT/2009, tanggal 11 September 2009 tentang penyelesaian masalah Yayasan UISU. 4. Surat Direktur Kelembagaan dan Kerjasama Dirjen Dikti Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi No. 3226/E2.2/2012 tanggal 7 Juni 2012, perihal Akreditasi UISU. 5. Surat Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi No. 929/ BAN-PT/LL/2012 tanggal 7 Juni 2012 perihal legalitas Yayasan UISU. 6. Surat Konsil Kedokteran Indonesia, No. KD.02.01/01/KK/ IV/1131/2013 tanggal 19 April 2013 tentang pengeluaran Surat Tanda Regritas (STR) lulusan Fakultas Kedokteran UISU yang bernaung dalam Yayasan UISU Jl. Karya Bakti No. 34 Medan yang telah dinyatakan sah secara hukum. 7. Surat Kopertis Wilayah I No. 176/K1.2.1/PS/2013 tanggal 03 Juli 2013 tentang larangan wisuda dan penerimaan mahasiswa baru yang ditujukan kepada Sdr Prof. Ir. H. Zulkarnain Lubis, MS, PhD yang mengaku dirinya Rektor UISU legal. 8. Surat Kopertis Wilayah I No. 186/K1.2/PS/2013 tanggal 10 Juli 2013 yang ditujukan kepada para Bupati di jajaran Pemprop Sumatera Utara, tentang pemberitahuan dan imbauan serta mohon bantuan agar menginformasikan kepada masyarakat agar berhati-hati menyekolahkan putra/i nya ke perguruan tinggi. 9. Surat Kopertis Wilayah I No. 187/K1.2/PS/2013 tanggal 10
Juli 2013 ditujukan kepada para Kapolres se jajaran Polda Sumatara Utara, tentang pemberitahuan dan imbauan serta mohon bantuan agar menginformasikan kepada masyarakat agar berhati-hati menyekolahkan putra/i nya ke perguruan tinggi. 10. Surat Kopertis Wilayah I No. 189/K1.2/PS/2013 tanggal 10 Juli 2013 ditujukan kepada Gubernur Prop. Sumatera Utara dan para Walikota di jajaran Pemprop. Sumatara Utara tentang pemberitahuan dan imbauan serta mohon bantuan agar menginformasikan kepada masyarakat agar berhati-hati menyekolahkan putra/i nya ke perguruan tinggi. 11. Surat Kopertis Wilayah I No. 999/K1.1.1/KP/2013 tanggal 15 Juli 2013 tentang Penugasan Dosen PNS Dpk Kopertis Wilayah I, agar melaksanakan tugas Tri Dharma Perguruan Tinggi di Kampus UISU Jl. Karya Bakti No. 34 Medan, yang dipimpin oleh Rektor Dr. Ir. Mhd Asaad, MSi. 12. Profil UISU Nama Perguruan Tinggi : Universitas Islam Sumatera Utara Alamat PTS : Jl. Karya Bakti No. 34 Pkl. Masyhur, Medan-20143 Telepon : 061-7866932 Faksimili : 061-7880326 Website : www.uisu.ac.id e-mail : infokom@uisu.ac.id Rektor : Dr. Ir. Mhd. Asaad, M.Si Wakil Rektor-I : Syofyan, SE, M.Si Wakil Rektor-II : Drs. Yanhar Jamaluddin, MAP Wakil Rektor-III : Dra. Hj. Asnawati Matondang, MSP Wakil Rektor-IV : Drs. H. Syarifuddin El Hayat, MA
Opini
B6 TAJUK RENCANA
Jangan Takuti Calhaj
M
enteri Kesehatan Nafsiah Mboi mengatakan perlu mengantisipasi penyebaran virus korona, bukan hanya berkaitan dengan pelaksanaan haji dan umrah. Siapa pun yang berinteraksi dengan negara yang sudah kita ketahui menjadi tempat terjadinya kasus ini, juga diperlakukan sama. Makanya Tenaga Kerja Indonesia (TKI) juga mendapat perhatian yang sama. Kemenkes beberapa hari lalu menerima surat dari Kementerian Kesahatan Arab Saudi yang berisikan pemberitahuan dan peringatan resmi mengenai penyebaran Virus Korona Middle East Respiratory Syndrome (MERS) di negara tersebut, dengan harapan agar pemerintah Indonesia mewaspadai penyebaran virus tersebut kepada jamaah haji asal Indonesia. Menanggapi surat tersebut, pemerintah melalui Kemenkes terus memantau dan melakukan langkah antisipasi terhadap perkembangan penyebaran virus korona ini. Tidak hanya karena musim haji sudah semakin dekat, langkah ini dilakukan sebagai upaya cegah tangkal penyakit antarnegara. Hemat kita, virus korona ini sudah cukup lama berkembang, bahkan sejak musim haji tahun lalu sudah terdata, namun penyebarannya dapat dilokalisir tidak meluas dan mewabah, sehingga jamaah haji dan umrah dari seluruh dunia selamat. Kalaupun ada yang terkena virus korona ini jumlahnya relatif kecil. Oleh karena itu, pemerintah Indonesia jangan terlalu menakuti para calon jamaah haji yang akan berangkat usai Lebaran nanti guna menunaikan ibadah haji sebagai rukun Islam kelima ke tanah suci Makkah dan Madinah. Kalau pemerintah Arab Saudi ‘’menakuti’’ Indonesia bisa diambil positifnya agar kita waspada, namun negatifnya jangan-jangan Arab Saudi menginginkan agar jumlah jamaah haji Indonesia berkurang mengingat daya tampung Masjidil Haram berkurang akibat renovasi besar-besaran di kawasan Kabah, khususnya lingkaran tawaf. Yang penting kita (Depag dan Depkes) harus menyiapkan diri dengan sebaik-baiknya para jamaah calon haji Indonesia sehingga ketika berangkat nanti dalam kondisi fisik yang sehat. Lalu mengantisipasi kemungkinan terjangkiti virus korona dengan memakan makanan bergizi dan minum vitamin, tidak lupa Intisari beristirahat dan menggunakan masker ketika di tanah suci Makkah dan Madinah. Sebab, Semua negara termasuk berbagai virus, khususnya batuk dan flu hampir mengiringi setiap jamaah haji seluruh dunia Indonesia wajib mewas- pasti sehingga diupayakan penangkalnya semaksimal padai kemunculan virus mungkin. Adalah tugas pemerintah dalam hal ini korona namun jangan ber- Kemenag bekerjasama dengan Kemenkes lebihan sehingga mena- untuk melakukan sosialisasi yang sifatnya preventif kepada para calhaj terkait virus korokutkan calon jamaah haji na ini, namun jangan menakut-nakuti masyarakat, khususnya calon jamaah haji, seakan virus korona ini begitu menakutkan bakal mengancam kesehatan dan keselamatan mereka di tanah suci. Allah SWT pasti akan melindungi umatnya yang datang ke tanah suci untuk beribadah dan mengagungkan nama-Nya di Kabah. Kata-kata yang menimbulkan kerisaukan seperti virus korona ini sangat berbahaya, mudah menyebar ke negara-negara lain dan sudah menewaskan banyak korbannya, tidak perlu didramatisir. Apalagi menyatakan jamaah usia lanjut paling rentan terkena penyakit berbahaya ini. Bisa-bisa kalau hal-hal yang menakutkan selalu diumbar ke media massa, membuat calon jamaah haji resah, terlebih jamaah usia lanjut mengurungkan niatnya naik haji. Memang kewaspadaan diperlukan, apalagi virus korona yang dikabarkan melanda Arab Saudi ini mengakibat sedikitnya 80 kasus terdata positif terinfeksi. Bagaimanapun pemerintah Arab Saudi akan berupaya menangkal virus korona ini tidak merajalela dengan membuat antinya. Cukuplah jamaah haji divaksin dengan manangitis, jangan lagi ditambah dengan vaksin-vaksin lainnya. World Health Organization (WHO) pun sudah meminta pekerja medis di seluruh dunia untuk mewaspadai gejala virus mematikan MERS ini. WHO menjelaskan bahwa virus mirip SARS ini berpotensi untuk menyebar ke seluruh dunia dan menyebabkan wabah global. PBB juga memberikan panduan bagi negara yang terkena wabah influenza seperti flu burung H5N1 dan H7N9 untuk berhati-hati. Kita setuju dengan peringatan WHO untuk melakukan pencegahan dini sampai dengan kemungkinan terburuk, namun jangan dilebih-lebihkan, cukup mewaspadainya dan meningkatkan pengetahuan masyarakat, khususnya jamaah haji nanti terkait virus korona ini. Tanda-tanda virus korona flu, batuk-batuk, dan sesak napas. Virusnya mudah menyerang wanita hamil, anak-anak, manula, dan penderita penyakit kronis seperti diabetes, jantung, ginjal, dan pernapasan. Penderita juga bisa mengalami gagal ginjal. Dugaan sementara, virus korona menyebar lewat udara. Di sinilah tugas penting Depkes di seluruh kabupaten-kota memberikan bimbingan kepada jamaah haji Indonesia untuk memantau dan menjaga kesehatan masyarakat. Kita yakin jika ditangani lebih dini virus korona ini dapat dicegah, tidak cepat meluas ke mana-mana, apalagi sampai menggagalkan ibadah haji.+
LindungiHarga&PasokanPangan Oleh Dr Ir Satia Negara Lubis, MEc Apapun alasannya,UU Pengendalian Harga khususnya pangan harus segera diterbitkan. Jika secara global pemerintah belum mampu melahirkannya karena proses yang panjang, maka pemerintah daerah harus mendahuluinya dengan mengeluarkan Perda
K
alau Kementerian Perdagangan (Kemendag) berpikir bahwa membahas tentang UU Perlindungan Harga masih jauh untuk dibicarakan, maka kita dengan cepat menuduh apa yang sudah dilakukan Kemendag dalam melindungi konsumen dari serangan mendadak para spekula? Apakah cukup membiarkan harga-harga bertempur pada tatanan keseimbangan permintaan dan penawaran yang pincang karena infrastruktur—untuk mencapai keseimbangan itu belum cukup disiapkan oleh pemerintah c/q Kemendag. Kalau Menteri Perdagangan senyum-senyum ketika munculnya wacana perlunya UU Perlindungan Harga, maka yang pantas kita senyumkan adalah senyuman menteri yang apatis dengan kondisi carut marutnya sistim perdagangan kita. Cukupkah alasan pasokan menjadi topeng oleh Kemendag untuk tidak mewacanakan UU Perlindungan harga? Tidakkah menteri melihat nestapanya rakyat ketika harga melonjak tinggi tetapi pemerintah hanya bercengkrama tentang pasokan yang cukup. Konsumen tidak berharap semua harga dagangan harus dikendalikan, tetapi lapisan pendapatan menengah ke bawah yang jumlahnya lebih 150 juta penduduk—setidaknya punya harapan agar pemerintah melalui Kemendag dapat melindungi mereka dari monopoli harga pangan oleh segelentir pemasok. Setengah penduduk Indonesia seperti terabaikan ketika harga-harga pangan menjadi tidak stabil dan pemerintah hanya menjadi pemantau dan penasehat yang baik budi. Harga dipermainkan oleh kapitalis pemilik modal. Dan ironisnya harga yang tinggi tidak juga menyejahterakan produsen (petani dan peternak kecil) karena elastisitas transmisi mereka yang tidak elastis dan nilai tukar mereka dikerdilkan secara sistimatis. Maka, sudah sepatutnya kita membicarakan pengendalian harga ini. Jika pemerintah masih enggan mengusulkan UU Pengendalian Harga yang akan diberlakukan secara umum. Tidakkah pantas pemerintah daerah mengeluarkan Perda yang sejalan dengan itu? Atau pemerintah dan atau DPR kita minta saja dulu untuk tour ke Malaysia untuk melihat-melihat bagaimana pemerintah di negeri jiran itu melindungi kansumen dari serangan kapitalis. Tahun 1993 ketika saya studi ke Malaysia saya kaget melihat beberapa kedai mencantumkan harga pada setiap produk jualannya. Ketika saya bertanya pada penjualnya mereka katakan bahwa
Faks 061 4510025
Facebook Smswaspada
+6287713908300 Waduh...... Cemana ini BBM sudah naik. Mau kemana rakyat mengadu lagi. +6287713908300 Orang indonesia suka kali pakek BLSM. +6285262823624 EFW.julukan yg bagus ialah sekretaris kafir bersama suaminya.karena rakus dan tamak dg hak orang lain dan merampas paksa hak orang lain dan melanggar hukum Alrquran dan hadis nabi.semoga Allah membalasnya dg siksaan dan azab di dunia dan akhirat dan engkau lemparkan mereka kedalam neraka jahanam.amin ya Allahuakbar. +6282167920068 Selamat atas dibuka nya “RUMAH BACA KHALIPAH DAYAN” di desa persulukan Babusalam kab langkat, semoga bermanfaat bagi masarakat sekitar. +6288262009493 Orang non islam mengatakan nyawa atau roh mengambang diudara. dalam al qur an, dikatakan nyawa atau roh sedikit kamu ketahui. kita tidak tahu asgl usul api air, laut, ya dikatakan alam ini segenap isi. Nyawa atau roh adalah kolaborasi.panas, air, gas, angin. jadi jika tidak ada angin dan panas dalam benda. benda itu tidak bergerak dan mengambang. balon udara mengambang kerena ada gas. bumi tidak bergerak dan mengambang yang buat hidup adalah panas. yang buat kita jalan adalah angin. saya pertegas. nyawa atau roh adalah angin. Embusan dari mulut kita adalah angin, itulah nyawa atau roh. +6288262009493 Sebenarnya hilal telah ada, tetapi, masih dibawah satu derajat. kerena cahayanya tidak terang, maka tdk kelihatan. jaman dulu, udara masih bersih. tdk mustahil hilal tgl 9 terlihat diatas tiga derajat. maka juga cahayanya terang, jadi terlihat. Muhammadiyah, merujuk berdasarkan bulan lama peredarannya sama setiap tahunnya. namun dikelender lama waktu dlm satu bulan, kelender islam 29 dan 30 hari. disini letak hitungan matematiknya. maka ada kalanya muhammadiyah bersama puasa dan lebaran. yg menyakan disini adalah muhammadiyah. Yang benar adalah muhammadiyah, dalam menentuan puasa. tapi saya kapan mulai puasa bisa ikut muhammadiyah bisa ikut nadatul ulama. kerena keduanya islam juga +6281396637306 “ filosofi sapu lidi. Tidak perlu banyak berwacana, buktikan sekarang.trm kasih. +6281263179242 Kepada Pemkab Asahan,dan PemProp Sumut ;tolong segera lakukan operasi/ pemeriksaan terhadap Apotik,Supermarket,warung2 Pusat jajanan dll, mencegah adanya Obat2an dan makanan yg kadaluarsa beredar dimasyarakat, (ANDA RAMBE/KETUA ASAHAN FOUNDATION) +628126449948 MARHABAN YA Ramadhan... -Kesempatan bagi semua ummat, menahan.. Hawa nafsu syeitan terkutuk...!! Amin..3X Ya Rab’baLalaMin.... +6285260910703 Mengapa bulan Ramadhan anak-anak main mercon . . . . , +6285276888859 Pantaslah anggota DPR RI tidak mau membuat RUU Hukuman mati bagi para koruptor karena hampir semua Oknum di partai terlibat korupsi...!!! Kenapa yg di buat RUU ormas?dasar kalian tetap ingin mencuri uang rakyat..!!!kami sudah nggak percaya lagi sama anggota DPR!! bubar kan aja semua!!! Ya Allah timpakanlah azab bagi mereka di dunia dan akherat dgn segera..amin ya robbal alamin..
ini adalah kewajiban karena pemerintah mengendalikan harga, khusunya pangan.mIni luar biasa sekali, mengingat pendapatan mereka yang jauh lebih tinggi dari rakyat di negara kita justru masih melindungi rakyatnya dari serangan harga. Itu cerita saya duapuluh tahun lalu, kenapa kini Kemendag melihatnya sebagai pembicaraan yang terlalu dini? Harga Dan Pasokan Pangan Besarnya pasokan pangan secara teoritis tentu dilandasi polah tingkah distribusi pangan—berfungsi mewujudkan sistem distribusi efektif dan efisien— sebagai prasyarat untuk menjamin agar seluruh rumah tangga dapat memperoleh pangan dalam jumlah dan kualitas yang cukup sepanjang waktu dengan harga yang terjangkau. Namun untuk menjamin agar seluruh rumah tangga dapat memeroleh pangan yang cukup dalam jumlah maupun kualitas secara berkelanjutan tidak cukup hanya melirik lembaga distribusi saja—mengingat masih banyak masyarakat yang tidak mampu mengakses pangan yang cukup. Penyebab utamanya adalah kemiskinan dan sebagian besar penduduk miskin tersebut adalah petani di pedesaan yang berperan sebagai produsen sekaligus konsumen. Hal ini menyebabkan petani menghadapi berbagai permasalahan, antara lain (a) rendahnya posisi tawar, terutama pada saat panen raya sehingga menjual produknya dengan harga rendah, (b) rendahnya nilai tambah produk pertanian karena terbatasnya kemampuan untuk mengolah hasilnya, (c) keterbatasan modal untuk melaksanakan kegiatan usaha, (d) keterbatasan penyediaan pangan (beras) saat paceklik karena tidak mempunyai cadangan pangan yang cukup. Artinya pasokan pangan dianggap indikator untuk menciptakan stabilitas harga pangan di suatu daerah. Pasokan berlimpah harga pangan akan anjlok, pasokan berkurang harga akan meningkat. Dalam hal ini lembaga pasokan akan menjadi sasaran tembak terhadap kestabilan harga. Padahal yang terjadi tidak selurus itu. Tinggi rendahnya pasokan pangan tidak hanya ditentukan oleh lembaga pasokan tetapi oleh para penimbum dan pemilik modal. Dan ironisnya merekalah yang mengatur jalur distribusi tersebut tanpa tersentuh penegak hukum dimana hukum menjadi panglima. Walaupun untuk mengatasi masa-
lah tersebut pemerintah telah memfokuskan pada kegiatan penguatan lembaga distribusi pangan masyarakat (Penguatan-LDPM) bagi gabungan kelompok tani (Gapoktan) namun pendekatan yang diterapkan melalui pemberdayaan masyarakat secara partisipatif— agar kelompok masyarakat mampu mengenali dan memutuskan cara yang tepat untuk mengembangkan kegiatan produktif secara berkelanjutan dan berkembang secara swadaya tetap—saja tidak membuahkan hasil alias pembaziran anggaran. Dalam urusan wajib seharusnya pemerintah menyadari bahwa standar pelayanan minimal di bidang pangan mengatur indikator yang terukur—yaitu, harga dinyatakan stabil jika gejolak harga pangan di suatu wilayah kurang dari 25 persen dari kondisi normal—pasokan pangan dinyatakan stabil jika penurunan pasokan pangan di suatu wilayah berkisar antara 5 - 40 persen. Apa daya secara kasap mata harga pangan yang tidak stabil dan pasokan yang naik turun dalam suatu daerah masih dianggap biasa dan jawaban yang mengarah pada ketersediaan yang cukup dianggap alasan yang wajib diterima masyarakat. Padahal ini jelas-jelas ketidakadilan yang disebabkan oleh para penimbun barang yang notabenenya pemilik modal yang mampu memborong dan menyimpan produk pangan sesuai selera tanpa rasa takut akan hukuman. Lalu tidakkah kita merasa perlu pengendalian harga itu, khususnya harga pangan? Pengendalian Harga, Wajib ! UU Perlindungan Harga khususnya pangan sangat penting mengingat ketimpangan struktur pasar yang banci antar pasar persaingan sempurna dan pasar monopoli. Pemerintah berkewajiban melindungi konsumen dan produsen dari spekulan yang sering tidak terjangkau aparat hukum.? Walaupun di tingkat daerah ada harga referensi daerah untuk jagung (cabai menyusul) tetapi harga yang ditetapkan oleh kesepakatan pemerintah dan Gapoktan— tidak dapat menjadi kejut yang efektif dikarenakan pemerintah tidak menindaklanjutinya dengan pengawasan yang cukup terhadap spekulan. Tentu saja pemerintah tidak perlu khawatir pasokan akan mengecil jika harga dikendalikan melalui ketetapan harga terendah dan tertinggi produk pangan. Kekhawatiran itu justru menjadi cermin bahwa sebenarnya pemerintah di didikte oleh spekulan yang jumlahnya tidak banyak. Pasokan yang terawasi dapat dilaksanakan jika pemerintah mampu mengatasi nilai tukar petani/peternak yang selama ini dikerdilkan oleh pemilik modal besar—dengan membuat regulasi yang mengikat semua pihak baik produsen maupun pemasok. Namun, UU tidak memiliki arti juga jika semua penegak hukum tidak paham dan tidak perduli pentingnya
menyelamatkan rakyat dari harga yang diatur penjahat seperti penimbun atau pemilik modal. Sebenarnya menjadi sederhana, jika aturan dan regulasi diterapkan. Harga yang tidak terkendali merupakan bagian integral proses distribusi yang terpotong dan tidak terawasi dengan baik. Kita bisa bayangkan jika Dinas Perdagangan provinsi tidak memiliki data akurat tentang siapa pemasok sebenarnya dan berapa jumlah yang mereka pasok. Kesulitan menembus data dari para spekulan itu seolah terlindungi oleh ketiadaan hukum yang mengatur tentang itu. Dinas Perdagangan seperti tidak memiliki daya upaya untuk menganalisisnya dengan jelas dan terukur. Lalu, siapa lagi yang berhak? Belum lagi persolaan jalur perhubungan yang simpang siur. Kita bisa bayangkan jika di jembatan timbangpun kita tidak mendapatkan data yang tepat berapa jumlah produk yang akan mereka tawarkan. Entah karena mereka tidak bisa mencatat dengan benar entah juga karena banyaknya truk yang harus ngantri untuk diperiksa dan ditimbang, atau entah juga.., entahlah. Apapun alasannya,UU Pengendalian Karga khususnya pangan harus segera diterbitkan. Jika secara global pemerintah belum mampu melahirkannya karena proses yang panjang, maka pemerintah daerah harus mendahuluinya dengan mengeluarkan Perda yang mengatur tentang harga pangan. Namun, pemerintah daerah harus memporsir kerja keras dari Dinas Perdagangan, Dinas Pertanian, Dinas Perhubungan, Badan Ketahanan Pangan dan lain-lain yang berkaitan dengan pasokan dan harga pangan. Apa salahnya pemerintah daerah membuat baleho akan harga pangan harian di tengah kota yang ramai dibaca oleh masyarakat dibandingkan dengan iklan-iklan kosong yang selama ini menghiasi kota Medan. Kenapa susah, pemerintah kota Medan mengeluarkan pembelanjaan untuk memberikan informasi yang cukup tentang harga dan pasokan pangan bagi masyarakat, sementara belanja yang tidak menyentuh masyarakat justru membanjir. Segeralah. Penutup Sebagai negara Pancasila, kita harus memikirkan konsumen dan produsen pada porsi yang sama. Kita harus mengabaikan keuntungan yang melimpah oleh para spekulan yang jumlahnya tidak banyak, karena mereka telah menyedot kesejahteraan konsumen dan produsen sekaligus dengan permainan harga. Sebagai negara yang bukan kapitalis, maka kepentingan umum menjadi penting untuk diutamakan. Dan sebagai negara yang bukan sosialis, kesejahteraan semua masyarakat secara adil tetap juga sebagai hal utama. Lahirkn UU Pengendalian Harga Pangan segera. Penulis adalah Dosen Pascasarjana USU.
PLN Byar-Pet
APA KOMENTAR ANDA SMS 08116141934
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Oleh Salman Munthe, SPd, SE, MSi Listrik PLN (Persero) Sumatera Utara telah keluar dari kodratnya sebagai institusi pelayanan yang semestinya ”meningkatkan pelayanan”.
D
alam pemahaman teori governance teori yang menjelaskan secara makro prosesproses perubahan dalam pemerintahan, khususnya pelayanan publik. Krisis ini disebabkan oleh masih kuatnya hegemoni negara, ditandai oleh dominannya pengaruh negara atas segala aspek kehidupan, termasuk urusan pelayanan publik yang dari waktu kewaktu semakin rumit tidak terkendali. Akibatnya negara terjebak dalam situasi yang dilematis menjadi terlalu besar untuk urusan kecil, atau menjadi terlalu kecil urusan-urusan yang besar. Akar persoalannya, masih menurut teori governance, terletak pada model pemerintahan yang kini berlaku, dengan ciri khasnya antara lain, struktur yang vertikal, birokrasi yang kental dan wataknya yang intervensions. Model pemerintahan yang semacam ini tidak mampu mengadaptasikan dirinya dengan lingkungan ekonomi, sosial dan kultural yang sedang mengalami perubahan yang cepat (Kazancigil, 1998). Persoalan sosial ekonomi dan politik yang dihadapi di masa depan menyebabkan pilihan kita dalam penyelenggaraan pemerintahan bukan lagi pemerintahan yang ”bayak memerintah” atau pemerintah yang ”sedikit memerintah”. Pada hemat saya yang kita butuhkan di masa depan adalah pemerintah yang benar-benar memerintah (capable governance). Dengan pertimbangan isu-isu sentral tadi, kita bawa dalam konteks pelayanan Perusahaan Listrik Negara (PLN) Persero, maka kata kuncinya ialah kemampuan mengatur penyediaan beragam pelayanan publik yang responsif dan memiliki standar keuangan. Kriris listrik umumnya terjadi di Indonesia juga di Sumatera Utara bukan hal baru. Sejak tahun 2000an sampai 2013, isu krisis ini sudah menggema. Patut dipertanyakan ada apa
dengan pelayanan PLN Sumatera Utara, kenapa sering ”Byar Pet”, tidak kenal siang dan malam turut dalam kegelapan, sehingga ketentraman warga terusik. Dimensi Keadilan Sejalan pemadaman listrik (byarpet) secara bergilit, hasil survei Bank Indonesia Medan menunjukkan angka hampir 83,08 persen pelaku dunia usaha mempunyai ketergantungan terhadap lisrik PLN. Jadi wajar saja konsumen menggugat PLN, baik melalui opini maupun melakukan aksi demostrasi seperti yang dilakukan OKP Pemuda Muslimin Indonesia Kota Medan (9/4/ 2013). Bukti empiris ini menyodorkan kenyataan pahit orangorang miskin dan kelompok marginal sering terabaikan oleh kebijakan pemerintah kendati pelayanan PLN konon ditujukan untuk konsumen itu sendiri (Laporan Bank Dunia, 1997). PLN dalam menjalankan fungsinya selaku pelayan publik tentunya mengedepankan kata efisiensi dan efektivitas untuk kepentingan siapa? Diperuntukkan buat siapa? Bila kita menyimak pendapat tentang teori klasik menyatakan bahwa ”manusia yang mempunyai kekuasaan cenderung untuk menyalahgunakannya dan manusia yang mempunyai kekuasaan absolut sudah pasti menyalahgunakannya pula” (Lord Action dalam Ratminto, 2005). Kita yakini teori ini ada benarnya bagi pelayan publik di negeri ini, sebab berbagai pasilitas pelayanan publik seperti listrik, air, telefon masih berada dalam kontrol pemerintah semuanya menggunakan standar pemerintah. Di sinilah letak persoalan mengapa misi asasi pelayanan publik di negeri
ini mudah diselewengkan menjadi alat pemuas nafsu politik demi langgengnya proses reproduksi kekuasaan. Sehingga terjadi krisis dimana-mana baik di tingkat kabuapaten/kota maupun tingkat provinsi sampai pada tingkat pusat. Boleh jadi di tubuh PLN Sumatera Utara terjadi hal yang sama sehingga lupa pada prinsip keadilan yang semestinya harus diutamakan untuk kepentingan rakyat bangsa dan negara. Listrik PLN (Persero) Sumatera Utara telah keluar dari kodratnya sebagai institusi pelayanan yang semestinya ”meningkatkan pelayanan”. Saatnya mengubah paradigma lamanya sebagai perusahaan berwawasan ”pelayanan”. Bila ini tidak terwujud akan menyebabkan pengguna jasa pelayanan publik PLN menginginkan jenis pelayanan publik tandingan. Tapi apa yang didapat konsumen jika memeroleh pelayanan yang tidak memuaskan atau kualitas pelayanan jelek dari listrik PLN? Kita hanya bisa menggerutu yang belum tentu mendapat respon positif seperti apa yang dialami FarizWajdi Ketua Lembaga Advokasi dan Pelayanan Konsumen (LAPK) yang mencoba menggugat PT. PLN Sumatera Utara di Pengadilan Negeri (PN) Medan (beberapa tahun lalu)—berujung ditolak setelah proses persidangan hampir 10 bulan— walaupun pelayanan publik PLN tergolong tidak kompetitif dan tidak sensitif pada soal perbaikan kualitas secara menyeluruh. Di sinilah segala bentuk salah urus, poor quality service dan ketidak efisienan dalam penggunaan sumberdaya yang dimiliki oleh PT. PLN. (Ishikawa, 1998.). Penutup Singkat kata pelayanan prima adalah satu kunci keberhasilan semua jenis bidang usaha, apapun bentuknya yang dinilai adalah pelayanan. Jika hal ini juga tindak kunjung diaminkan oleh PLN, bisa dipastikan PLN Sumbagut akan ditinggalkan konsumen. Tentunya bisa menjadi runyam, aksi-
aksi akan terus berlanjut sampai hakhak konsumen terpenuhi. Jangan ada dalih mesin pembangkit terlalu tua perlu perawatan atau dalih yang beragam, sebab ini bukan jamannya berdalih tapi jaman yang butuh keterbukaan dalam segala hal. Apapun alasannya listrik harus siap siaga pada bulan Ramadhan. Jangan sampai Allah marah lagi seperti melemparkan mesin pembangkit PLN terapung di Ulele saat tsunami melanda Banda Aceh tahun 2004—menjadi saksi bisu dosa-dosa pengelola PLN yang tidak mampumenguruskebutuhanmasyarakat. Penulis adalah Ketua Program Studi Ekonomi Pemangunan di Fakultas Ekonomi Universitas Tjut Nyak Dhien
Pengumuman Redaksi menerima kiriman karya tulis berupa artikel/opini, surat pembaca. Kirim ke alamat redaksi dengan tujuan ‘Redaktur Opini Waspada’ dengan disertai CD atau melalui email: opiniwaspada@yahoo. com. Panjang artikel 5.000-10.000 karakter dengan dilengkapi biodata penulis dan kartu pengenal (KTP). Naskah yang di-kirim adalah karya orisinil, belum/tidak diterbitkan di Media mana-pun.Tulisan menjadi milik Was-pada dan isi tulisan menjadi tanggung-jawab penulis.
SUDUT BATUAH * Gubsu minta pusat percepat pembangunan listrik - Jangan sampai Napi kabur lagi * Siap diperiksa, Ketua Kadinsu datangi Poldasu - Maju tak gentar neh, he...he...he * OK Arya: Batubara disiapkan untuk anak cucu - Asal jangan berebut harta pulak mereka
oel
D Wak
Opini
WASPADA Senin 22 Juli 2013
B7
Korupsi Terus Ketika Kemunafikan Membudaya Tak putus dirundung malang. Inilah yang patut dikatakan tentang negara dan bangsa yang merdeka melalui perjuangan panjang melawan penjajahan Belanda dan Jepang ini. Betapa tidak, jika sejak kehadiran bangsa dari Eropa dan Jepang itu, sampai hari ini. Anak bangsa nusantara Indonesia ini harus terus jungkir balik, berdarah dan berdebu untuk memertahankan tanah air dan kehidupan mereka. Sejak Bung Karno sampai Soesilo Bambang Yudhyono sekarang ini. Mereka harus puas dengan hanya mendengar gempita suara slogan dan sejuta janji yang lebih banyak tidak dipenuhi. Kaperlek (kapan perlu pakek). Itulah bagian nasib mereka sebagai anak bangsa negeri ini. Terutama dan istimewa dalam momen Pilkada atau Pemilu. Ketika saat-saat bagi duit, mereka dianggap telah cukup pantas jika diberi recehan semata, berupa beras miskin (Raskin) atau BLSM saja. Capek deh..!Itulah lontaran singkat ungkapan perasaan hati rakyat di tengah pameran gaya hidup mewah dan glamour sejumlah pejabat dan keluarga bersama para kroni dan sindikat mafia yang mengitari mereka. Namun, disadari atau tidak, ungkapan “capek deh...” itu tumpukan sejuta geram yang menyesakkan dada. Selalu diabaikan oleh banyak kalangan, betapa ketika tumpukan itu meledak menjadi kemarahan, mampu menghancurkan banyak aspek kehidupan berbangsa dan bernegara. Ancaman ledakan itulah yang sedang menggejala hari ini. Realitas yang berpotensi menghancurkan keberadaan bangsa dan negara. Kemunafikan jugalah yang tidak memperhitungkan kemungkinan tersebut. Untuk sejumlah kalangan, kemungkinan ledakan kemarahan itu merupakan satu bagian persoalan yang menggusarkan. Kegusaran itu semakin meninggi lagi, ketika menyaksikan tingkah politik sejumlah oknum yang dekat dan berada dalam lingkaran kekuasaan, lebih mengutamakan kepentingan pemuasan libido berkuasa dan menumpuk harta semata. Sejuta problema patologis yang menghimpit bangsa dan negara ini, seperti bukan apa-apa buat mereka. Arus kehidupan masyarakat dan kebijakan pemerintahan terlihat nyata mengambil jalan sendiri-sendiri. Fenomena yang tidak mustahil akan berjumpa pada satu titik yang sama. Terjadilah benturan yang akan menjadi bentrokkan. Ketika menyadari sejuta kelemahan diri berhadapan dengan kekuatan yang dimiliki negara dan hukum. Sebagian dari masyarakat bangsa ini, lebih memilih untuk diam dan menangisi nasib sendiri. Sebagian yang lain, dengan sadar atau tidak, bersedia menjadi martir para oposan pemerintah. Berdiri paling depan untuk melaksanakan konsep dan program penggulingan kekuasaan, dengan dalih membela kepentingan rakyat. Kemiskinan dan ketertindasan rakyat, adalah isu politik yang cukup efektif mengganggu dan bahkan menggulingkan kekuasaan. Namun, ketika terjadi suksesi kekuasaan, rezim baru akan kembali bertindak sama dengan rezim yang mereka tumbangkan. Rakyat pun kembali mengulangi kisah penderitaan mereka. ?Begitulah realitas yang mewarnai perjalanan hidup bernegara dan berbangsa, ketika kemunafikan telah mewarnai budaya pemerintahan. Bagaimana metode efektif memerdekakan diri dari kemunafikan. Itulah yang tidak akan pernah dapat ditemukan, oleh para pemimpin yang munafik. Nazaruddin Lubis An-Naqsyabandi Al-Haj Pembina Yayasan Majelis Ta’lim Salafiyah Asy-Syafi’iyah An-Naqsyabandiyah Ketua Yayasan Mitra Anak Bangsa Jalan Lampu No.28 P. Brayan Bengkel Baru – Medan.
Dedi Sahputra
Foliopini
dedisahputra@yahoo.com
Sandal Juga Harus Puasa Sandal ini punya jasa besar dalam hidup saya. Karena sepatu hanya dipakai di momen resmi seperti sekolah, maka sejak kecil sandal adalah kawan setia. Tak terbayangkan kalau sandal tak pernah ditemukan. Pasti saya cuma nyeker kaki ayam kemana-mana. Dan pasti jari-jari kaki ini bakal kembang dan melar tak tentu arah. Tapi sedekat apapun saya dengan sandal, posisinya selalu berada di struktur terendah; alas kaki. Sandal ini baru saya sarungkan di kedua tangan ketika kami adu lari bersama teman-teman waktu itu. Dalam catatan saya, inilah posisi tertinggi yang pernah dicapai sebuah sandal. Tapi posisi tinggi itu sendiri bukan prestasi bagi sandal. Karena justru di posisi terendah itulah ia punya jasa besar. Sejatinya, pakem segala sesuatu memang seperti itu. Jika engkau tukang kebun maka taman indah dan asri adalah hasil kerjamu. Jika engkau tukang sampah maka engkau adalah orang di balik bersihnya sebuah pemukiman. Jika engkau buruh bangunan, maka bangunan megah akan bertumpu pada adukan semenmu. Tapi jangan keliru. Saya bukan sedang menyarankan Anda jadi pekerja yang dianggap rendah itu. Saya hanya sedang mengajak untuk menjadi pekerja yang secara esensi strategis, meski secara struktural bisa jadi cuma pembantu, bahkan jongos. Ini seperti Ali bagi Rasulullah. Ali adalah pembantu Rasul yang siap mengerjakan apa saja perintah Rasul, meski jiwanya adalah taruhan. Bahkan Ali dengan senang hati menggantikan posisi tidur Rasul ketika suatu malam kediaman Beliau di kepung kafir Quraish. Bahkan peradaban besar dibangun dari jiwa-jiwa yang setia menjalankan peran strategis itu. Atau seperti Batman dan Alfred pengasuh setianya sejak kecil. Bagi keluargaWayne, Alfred adalah pembantu, tapi dia bukan sekedar jongos. Karena dia juga pelindung dan pahlawan. Ketika Bruce Wayne, sang Batman kehilangan orang tuanya, dan mengalami guncangan jiwa, Alfred muncul sebagai pahlawan yang menguatkan. Ketika Batman terluka dan dikejar-kejar musuh, Alfred lantas jadi perawat sekaligus pelindung. Ini peran strategis yang saya maksud.Tapi.., maafkan saya. Tadi bicara soal sandal ya... *** Baiklah. Betapapun besar jasa sandal bagi saya, tak jarang sandal juga bikin hati saya repot. Ramadhan begini misalnya, selalu saja ada sandal yang nglunjak. Posisi parkir semestinya adalah di bawah tangga masjid
ataupun di rak yang disediakan. Tapi selalu saja ramai sandal berkerubutan di tangga masjid, bahkan ada pula yang ngeram di sudut-sudut serambinya. Si pemilik sandal memperlakukan sandalnya melebihi takaran hingga melampaui maqam semestinya. Ini jenis sandal yang tak ikut puasa. Dengan sengaja mereka meletakkan sandalnya justru lebih tinggi. Maka orang seperti ini mestinya rela pakai sandal di ikat pinggang, atau malah jadi anting-anting. Celakanya, sandal-sandal “istimewa” ini bukan cuma milik orang awam. Karena setiap peringatan hari besar agama di masjid, sandal sang ustadz pun naik peringkat. Saya pernah menjumpai alas kaki seperti ini menerobos masuk sampai ke tempat orang biasa shalat. Saya bukan tak memahami ancaman kemalingan yang memengaruhi perilaku sandal naik peringkat ini. Di masjid kami dulu, saking meresahkannya pencurian sandal ini, sampaisampai kelompok anak muda itu harus rela tak shalatTaraweh untuk mengintai para maling. Tak sia-sia memang. Beberapamalingsandalitu tertangkap basah. Mereka harus rela berdiri berbaris dipintukeluarmasjidsambil di lehernya bergantung tulisan “Maling Sandal”. Ancaman maling itu bahkan masih berlangsung, tapi intensitasnya sudah jauh sekali berkurang. Jadi kalau sekedar alasan maling, sandal yang naik peringkat itu tak ada bedanya dengan filosofi para koruptor: daripada dimakan orang lain, lebih bagus kita yang makan— daripada dicuri maling, lebih baik diamankan meski harus mencemari. *** Usai perang dunia, ketika penguasa Jepang memberikan perhatian besar kepada para guru, ketika itulah bibit kebangkitan tumbuh bersemi dan berkembang. Sama halnya ketika para pemilik modal di daratan Eropa mulai memasilitasi orang-orang pintar di antara mereka, di saat itulah era renaisans atau kebangkitan Eropa dimulai. Kedua momen ini punya kemiripan. Mereka memosisikan sesuatu pada tempat semestinya, yang karenanya mereka menemukan kemegahan-kemegahan. Maka cerita sandal itu cuma merefleksikan keadaan sebenarnya. Karena di saat semua orang merasa berhak jadi pemimpin, di saat para tuan merasa aman menipu bawahannya, dan para pembantu merasa berhak melalaikan tugasnya, saat itu pula akan selalu ada sandal yang naik peringkatnya.(Vol.431, 22/7/2013)
Kolom foliopini dapat juga diakses melalui http://epaper.waspadamedan.com
Oleh Shohibul Anshor Siregar Koruptor adalah gerombolan pencuri yang seolah dilegitimasi secara politik.Negara sebetulnya sangat mudah melalukan pengawasan agar legitimasi dan kekuasaan tidak disimpangkan secara abusive.
I
khtisar Hasil Pemeriksaan (IHP) Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) pada semester II tahun 2012 menunjukkan bahwa telah terjadi agregat kerugian negara sebesar Rp2,2 triliun untuk 33 provinsi. Sebetulnya ini sudah menurun bila dibanding periode yang sama tahun sebelumnya (2011) yang mencapai Rp4,1 triliun. Pada periode yang sama tahun 2011 Provinsi Sumut mencatat ancaman terhadap kerugian negara sebesar Rp515,5 miliar dengan 334 kasus. Sedangkan untuk tahun ini jumlahnya sudah menurun menjadi lebih dari Rp400 miliar dengan 278 kasus. Dengan begitu, baik uang yang dikorupsi maupun jumlah kasus, sama-sama mengalami penurunan untuk tahun 2012. Tetapi meskipun demikian, untuk Sumut telah terjadi proses keterdongkrakan posisi menjadi provinsi terkorup di Indonesia. Sumut menjadi juara setelah dalam 3 tahun terakhir tetap berada pada urutan 3 besar terkorup. Artinya daerah lain mampu lebih baik, sedangkan Sumut lebih sulit melangkah ke arah itu. Mengapa demikian agaknya? Dengan fakta ini gerangan apa yang harus dibaca dalam prospek pemerintahan dan pembangunan ke depan di Sumut? Karena korupsi itu seperti sebuah perjalanan satu arah yang tak boleh mundur, dan dengan massifnya pelaku serta besarnya jumlah uang yang dikorupsi, masa depan Sumut sebetulnya sudah tersandera. Karena itu bersabarlah untuk tak maju-maju. Itu resiko berpemerintahan. Lebih Terpusat Dibanding dengan DKI Jakarta yang mencapai 967 kasus dengan kerugian Rp191 miliar, perilaku korupsi di Sumut jauh lebih terkonsentrasi. Artinya primordialitas dalam politik dan budaya berbanding lurus juga dengan praktik korupsi. Para big boss di sini mampu membuat keputusan korupsi tidak berkembang kemanamana dan jumlahnya pun tak begitu banyak menurun dari waktu ke waktu. Hal yang mirip juga ditemukan di Aceh sebagai provinsi terkorup yang menempati posisi kedua, dengan kerugian negara Rp308, 33 miliar (389 kasus). Tidak pula jauh berbeda dengan provinsi yang menduduki posisi terkorup ketiga, yakni Papua Barat (Rp207,39 miliar dengan jumlah kasus 478). Perubahan ke arah persamaan hak dan kesempatan (berkorupsi) di antara para “penjahat” cenderung dihambat di sini meskipun demokratisasi dianggap sudah berjalan. Bandingkan dengan Jakarta yang 967 ka-
sus untuk nilai korupsi Rp191 miliar. Mereka cukup demokratis di sana dalam berbagi uang haram itu. Mungkin juga aspek pengawasan sosial sudah lebih baik di Jakarta sehingga kenorakan berkorupsi seperti yang terjadi di Sumut dianggap sudah rada kampungan dan ketinggalan zaman. Pada aspek lain hal ini bisa menjelaskan tingkat kepura-puraan tertentu dalam menjalankan pemerintahan. Legitimasi dan dukungan selalu diperlukan dalam memerintah. Karena itu harus pula diciptakan cara-cara yang membuat rakyat tidak usah tahu kejadian sesungguhnya dalam pemerintahan, betapa pun itu sangat buruk. Memang sangat mudah memahami hal itu. Pertama, uang yang telah dan akan dikorupsi adalah uang brankas yang jika hendak bergerak harus melalui otoritas tertentu. Tidak semua orang yang berkehendak korupsi dapat melakukannya karena otoritas tidak dimiliki. Dalam berbagai kasus korupsi selama ini yang diadili di Sumut memang kelihatan begitu sulitnya menemukan keterkaitan sebuah tindak pidana korupsi dengan petinggi yang sesungguhnya paling bertanggungjawab. Itu hanya bentuk lain dari fenomena hukum dan korupsi yang sesungguhnya tidak terlalu sulit untuk dipetakan. Kedua, pemerintahan yang ditengarai cukup kental dengan kartelitas politik dan keberpantangan dalam keterbukaan serta akuntabilitas, tentulah hanya akan menjadi arena permainan bagi sejumlah orang yang terbatas. Artinya, jika ada niat baik pemberantasannya pun sebetulnya cukup mudah. Dari sini juga akan sangat mungkin menelusuri aliran uang (follow the money) korupsi dan modusmodusnya sekalian. Tetapi hal yang sangat pasti adalah keberanian berkorupsi yang tidak pernah surut akibat toleransi pihak penegak hukum. Istilahnya memang harus disebut toleransi, karena tidak mungkin untuk menuduh mereka semua bodoh hingga tidak tahu ada korupsi di bawah hidung mereka. Juga tidak mungkin dituduh takut, karena faktanya tidak demikian. Kapan Berubah? Koruptor itu, harus tetap korupsi agar tidak dicederai hukum. Dengan uang korupsi itu ia tidak boleh dihukum sama sekali, kecuali ia memang telah bernasib sial dengan menjadi target yang disepakati oleh paradigma kekuasaan politik tertentu. Bagaimana seseorang menjadi target yang disepakati, sama sekali juga bukan sesuatu yang rumit untuk dijelaskan. Dengan uang hasil korupsi seseorang bisa
membungkam hukum. Tetapi jika korupsi itu benar-benar musuh negara dan musuh masyarakat, lalu kapan seorang koruptor bisa dibuat berhenti? Ini memang tidak mudah. Tetapi jelas seseorang akan berhenti korupsi setelah tiba limit yang di antaranya ialah; pertama, tak boleh berkuasa lagi karena ditentukan lain oleh UU dan peraturan lainnya. Seseorang dalam jabatannya adalah pemilik kewenangan yang bisa diabdikan untuk kemaslahatan dan bisa untuk korupsi. Terpulang kepada orangnya. Semua kesempatan dan kewenangan ada akhirnya. Normalnya sebuah negara modern mengenal pembatasan waktu. Jika untuk Indonesia misalnya kepala daerah dan presiden tidak boleh berlama-lama bertengger pada jabatan itu, cukup dua kali 5 tahun. Kedua, seseorang akan berhenti korupsi karena dijatuhkan saingan sesama koruptor. Dalam sejarah baru Indonesia belum ada orang-orang baik yang berhasil menurunkan koruptor sesungguhnya. Mungkin lebih mudah mengungkap catatan-catatan kolaboratif orang-orang yang secara formal dinyatakan sebagai orang baik di tengah masyarakat dengan koruptor atau penjahat. Ketiga, seseorang secara berangsur akan berhenti korupsi setelah dipenjarakan. Bisa saja orang baru dimasukkan ke peradilan setelah kehilangan banyak stok yang dikumpul melalui aktivitas korupsi sebelumnya. Keempat, setelah sama sekali tak
berdaya lagi (sudah sama dengan sampah) dan tunggu ajal. Penutup Koruptor adalah gerombolan pencuri yang seolah dilegitimasi secara politik. Negara sebetulnya sangat mudah melalukan pengawasan agar legitimasi dan kekuasaan tidak disimpangkan secara abusive. Anehnya sembari memanjakan koruptor, negara rajin juga berteriak anti korupsi. Bahkan membentuk lembaga seperti KPK. Akhirnya lembaga seperti itu tidak bisa efektif sama sekali. Memang tak sukar untuk menyebut bahwa korupsi adalah solidarity maker di antara penjahat kakap kerah putih. Mereka menjadikan negara sebagai perusahaan. Apa pun agamanya, dan apapun afiliasi politiknya, semua bersaudara kandung dalam korupsi. Dengan catatan buruk mengenai korupsi ini rakyat Sumut harusnya sadar dan menerima fakta bahwa ada musuh yang bertengger pada kekuasaan, dan karena itu jangan kecewa karena terlalu banyak berharap. Menurut kondisi ini berarti para koruptor yang terkait dengan kerugian negara Rp400 miliar lebih itu harus lebih banyak lagi korupsi karena untuk mengamankan diri dari jerat hukum ia dan orang-orangya harus punya pengeluaran tersendiri. Penulis adalah Dosen FISIP UMSU, Koordinator Umum Pengembangan Basis Sosial Inisiatif & Swadaya (‘nBASIS).
Kebebasan Beragama Di Indonesia Oleh Hidayat Banjar Toleransi beragama di Indonesia lebih baik dibanding sejumlah negara di Eropa. Swiss sampai sekarang tidak memperbolehkan menara masjid, begitu juga Prancis masih mempersoalkan jilbab.
K
ebebasan beribadah berbeda dengan kebebasan membangun rumah ibadah. Kebebasan beribadah adalah hak asasi seseorang dan dijamin oleh undangundang, namun kebebasan membangun rumah ibadah perlu diatur karena menyangkut masalah sosial. Membangun rumah ibadah di lingkungan yang mayoritas seagama tidak ada masalah, sebab rumah ibadah itu diperuntukkan bagi warga di sekitarnya. Sebagaimana halnya masjid dan mushala yang banyak bertebaran di daerah kantong-kantong Muslim, atau gereja-gereja yang terdapat di setiap 100 meter di Sulawesi Utara, Papua, NTT, atau pura-pura yang terdapat di setiap desa di Pulau Bali. Di pedalaman Sulawesi Utara, hampir setiap 100 meter ada gereja, nyaris tidak ada satu pun masjid di situ. Hal yang sangat lumrah dan wajar saja karena mayoritas penduduk di sana bergama Kristen. Berbeda halnya jika rumah ibadah dibangun di lingkungan yang bukan mayoritas pemeluknya, misalnya membangun gereja di lingkungan perkampungan Muslim, atau membangun masjid di lingkungan pemeluk Hindu. Jelas akan muncul reaksi penolakan dari warga sekitar yang merasa ketentramannya terganggu. Menimbulkan Masalah Pengguna rumah ibadah yang hanya satu dua dari warga sekitar, sebagian besar datang dari tempat lain yang berjauhan tentu akan menimbulkan masalah dari kehadiran orang asing di lingkungan itu, seperti masalah keamanan, keramaian, tempat parkir kendaraan, dan sebagainya. Persoalan semakin pelik karena pembangunan rumah ibadah sering dicurigai sebagai isu penyebaran agama seperti islamisasi, kristenisasi, hin-
duisasi, dan sebagainya, yang sebenarnya masih perlu dipertanyakan kebenaran argumen tersebut. Oleh karena itu, pembangunan rumah ibadah di lingkungan yang bukan mayoritas pemeluknya memang perlu diatur oleh undang-undang. Di Indonesia hal tersebut diatur oleh SKB (Surat Kesepakatan Bersama) 2 menteri (Menag dan Mendagri). Dalam SKB itu diatur bahwa pendirian rumah ibadah harus ada persetujuan 60 orang warga sekitar dalam bentuk tanda tangan dan 90 orang pemeluk agama yang bersangkutan (sebagai orang yang akan beribadah di sana). Jika ada persetujuan dari warga sekitar, maka rumah ibadah itu bisa berdiri, namun jika tidak disetujui, maka pemeluk agama tersebut tidak boleh memaksakan diri untuk membangun rumah ibadahnya di sana. Membangun rumah saja perlu izin tetangga kiri kanan depan belakang, apalagi membangun rumah ibadah tentu memerlukan izin warga sekitar. Inilah yang terjadi di daerah Ciketing, Kecamatan Mestika Jaya, Bekasi, di mana warga sekitar menolak kehadiran rumah ibadah agama lain. Akar permasalahan ini tidak diberitakan oleh media massa. Media tidak berimbang dalam pemberitaannya. Yang diberitakan hanya dari sisi korban saja sehingga menimbulkan kesan seolaholah warga sekitar adalah orang yang tidak beradab dan intoleran. Kewajiban Pemerintah Jika pembangunan rumah ibadah ditolak oleh warga sedangkan kehadirannya sangat mendesak dikarenakan jumlah pemeluk agama tersebut bertambah—maka kewajiban pemerintah untuk mencarikan tempat yang lebih netral sehingga tempat ibadah itu bisa dibangun. Beberapa pihak meminta agar SKB
itu dicabut sebab dianggap membatasi kebebasan beragama. Ini jelas sikap yang keliru sebab kebebasan mendirikan rumah ibadah – sekali lagi – tidak sama dengan kebebasan beragama. Jika SKB itu dicabut, maka akan menimbulkan kekosongan hukum. Yang terjadi nanti masyarakat akan bertindak sendiri-sendiri, dan akibatnya sangat fatal: terjadi konflik horizontal yang menyengsarakan kita semua. Di negara mana pun, termasuk di Eropa dan Amerika yang dianggap demokratis, pembangunan rumah ibadah juga diatur, tidak bisa seenaknya saja. Saya pernah membaca, di sebuah distrik di Belanda masyarakatnya menolak pembangunan masjid karena dianggap mengganggu ketenangan warga. Akhirnya memang masjid tersebut tidak jadi dibangun. SKB itu adalah kesepakatan tokohtokoh agama untuk mengatur harmoni kehidupan beragama. Saya kira SKB itu cukup fair; jika gereja agak sulit dibangun di tengah populasi Muslim, maka umat Islam juga merasakan sulitnya mendapat izin mendirikan masjid di Bali, Papua, NTT, dan di daerah kantong non-muslim lainnya. Mereka tidak memaksakan diri mendirikan masjid di sana. Semuanya diterima dengan ikhlas dan lapang dada, sebab harmoni kehidupan antarumat beragama adalah yang paling penting dan harus didahulukan daripada kepentingan kelompok. Jangan Terprovokasi Marilah kita menjaga harmonisasi kehidupan antarumat beragama. Jangan sampai kita mudah terprovokasi oleh orang-orang yang memancing di air keruh. Hidup rukun adalah dambaan kita semua. Ingat, kita ini satu bangsa, yaitu bangsa Indonesia. Tidak semestinya kita berpecahbelah karena masalah agama. Presiden World Conference on Regions for Peace (WCRP) KH.Hasyim Muzadi justru berpendapat Indonesia merupakan negara berpenduduk mayoritas Muslim yang memiliki tingkat toleransi tinggi. “Selama berkeliling dunia, saya belum menemukan negara Muslim mana pun yang setoleran Indonesia,” ujarnya beberapa waktu lampau.
Bahkan, menurut Hasyim, Indonesia juga memiliki toleransi beragama yang lebih baik dibanding sejumlah negara di Eropa. Ia lantas membandingkan dengan Swiss yang sampai sekarang tidak memperbolehkan pendirian menara masjid. Begitu juga Prancis yang masih mempersoalkan jilbab. Karena itu, ia sangat menyayangkan penilaian sejumlah delegasi negara anggota Dewan HAM PBB yang menyebut Indonesia intoleransi dalam beragama dalam sidang UPR di Jenewa, Swiss. “Selaku Pesiden WCRP, saya sangat menyayangkan tuduhan intoleransi agama di Indonesia. Pembahasan di forum dunia itu pasti karena laporan dari dalam negeri Indonesia,” kata Hasyim. Mempertanyakan Hasyim yang juga Sekretaris Jenderal International Conference of Islamic Scholars (ICIS) itu mempertanyakan ukuran intoleransi beragama yang dituduhkan oleh peserta sidang tersebut. Kalau yang dipakai ukuran adalah masalah Ahmadiyah, kata Hasyim, memang karena Ahmadiyah menyimpang dari pokok ajaran Islam, namun selalu menggunakan “stempel” Islam dan berorientasi politik Barat. “Seandainya Ahmadiyah merupakan agama tersendiri pasti tidak dipersoalkan oleh umat Islam Indonesia,” katanya. Kasus GKI Yasmin Bogor, lanjut Hasyim, juga tidak bisa dijadikan ukuran Indonesia tidak toleran dalam beragama. “Saya berkali kali ke sana, namun tampaknya mereka tidak ingin selesai. Mereka lebih senang Yasmin menjadi masalah nasional dan dunia untuk kepentingan daripada masalahnya selesai,” katanya. Lebih lanjut, ia mengatakan sulitnya pendirian tempat ibadah baru juga bukan ukuran bagi toleransi beragama karena persoalannya lebih pada persoalan lingkungan. “Di Jawa pendirian gereja sulit, tapi di Kupang pendirian masjid juga sangat sulit. Belum lagi pendirian masjid di Papua. ICIS selalu melakukan mediasi,” pungkasnya. Penulis adalah Alumni Fakultas Hukum UMA.
B8 1 CM 2 CM
WASPADA
Rp. 12.000 Rp. 24.000
3 CM Rp. 36.000 4 CM Rp. 48.000
BURSA
AUTOMOTIVE Informasi Pembaca
Bursa Automotive
AC BR CL ND DB
: : : : :
Air Condition Ban Radial Central Lock Nippon Denso Double Blower
PS PW RT VR EW
: Power Stearing : Power Window : Radio Tape : Velg Racing :Electric Window
OVER KREDIT
DAIHATSU Terios Tx 2012. W. Putih, Pajak Panjang 1 Thn, Kembali Dp 100 Jt/Nego. Sisa Angs, 3.225.000 x 33 Bln, Ass. Allrisk, Selama Kredit Km +/- 15.000. Maaf TP. Minat Serius Hub : 0823 6437 2234 / 0812 6000 1389
- DAIHATSU TAFT BADAK 77. Bensin, 4 x 4, Bodi Kaleng, Bk Medan, Pajak Mati 3 Thn, Harga 30 Jt/Nego. - L.300 Pu Thn 94, Bodi Cantik, Mesin 2005, Lengkap, Rp 62 Jt/Nego. Hub : 0811 645 684
# READY STOCK #
NEW XENIA - TERIOS - GRANMAX PU PROSES CEPAT - DATA DIJEMPUT- PASTI OKE - FULL DISKON HUB. FERRY 0821 6736 3637
ASTRA Daihatsu Tritura Ramadhan Pakai Daihatsu Pick Up Dp 10 Jtan. Xenia Dp 26 Jtan. Terios Dp 30 Jtan. Terima Tukar Tambah Data Dijemput, Proses Cepat. Hub : Mauliza 0812 6022 2125 * PAKET DAIHATSU 100 % BARU *
- All New Xenia Dp 29 Jt Atau Angs 1,8 Jt - New Terios Dp 32 Jt Atau Angs 1,9 Jt - Gran Max Pick UpDp 10 Jt Angs 2 Jt-An Hub : HADY / 0813 6132 9496
DAIHATSU PROMO RAMADHAN
Xenia Air Bag Dp 20 Jtan Angs 2 Jtan, Terios Dp 30 Jt Angs 3 Jtan, Grandmax Dp 10 Jt Angs 2 Jtan, Proses Cepat data dijemput. Hub : 081 2653 1129
ASTRA DAIHATSU KRAKATAU
Xenia Airbag 1,3 ...................Angs 3 Jtaan Gran Max Pu...........................Angs 2,6 Jt Hub : Andika 0852 7074 7744. Terima Tukar Tambah
* PAKET LEBARAN DAIHATSU * - TERIOS Dp 32 JT Atau Angs 1,9 JT - ALL NEW XENIA 1.3 Angsuran 2 JT - GRAN MAX Pick Up Dp 11 JT. Hub : Rahmat/0812 6267 3416 * Bawa Guntingan Iklan ini Untuk Hadiah Langsung *
SAHABAT LEBARAN DAIHATSU
Pick Up Cuma 10 Jt Pas. Angs 2 Jt-an Xenia Mulai Dp 27 Jt-an Angs 2 Jt-an Terios Mulai Dp 30 Jt-an Angs 3 Jt-an Hub : 0813 7029 9888. Luar Kotapun...Maenkan !!
RO M O DA I H AT S U Dp 26 Jt ASTRA PXenia Granmax P.U Dp 10 Jt Terios Dp 30 Jt 100 % Proses Cepat, Pasti Ok : Harry Nauli BARU Hub 0811 6001 946 “ PAKET DAIHATSU BERAMAL “
GRAN MAX PICK UP DP 11 Jt’AN Angs 2 Jt’AN GRAN MAX MINI BUS DP 25 Jt’AN Angs 2 Jt’AN LUXIO D DP 30 Jt’AN Angs 3 Jt’AN XENIA D PLUS DP 27 Jt’AN Angs 3 Jt’AN TERIOS TS XTRA DP 38 Jt’AN Angs 3 Jt’AN HUb : ERWIN Hp. 0812 6315 4132
5 CM 6 CM
Rp. 65.000 Rp. 78.000
# ASTRA DAIHATSU PROMO LEBARAN # All New Xenia Angs 2,7 Jtan, Terios Angs 3,4 Jtan, Pick Up Angs 2,6 Jt. Tersedia Jg Luxio, Sirion, Terima TT, Proses Cepat. Riky : 081 2659 5820
HYUNDAI ACCENT GLS 2000. Merah, Plat Mdn Asli, Harga 48 Jt. Hub : 0813 7645 8528 / 0852 6241 1545
- Long Bed Pu’88. Sehat. Siap Pakai. - ISUZU PANTHER Pick up’04 Biru. Terawat, Mulus, Hub : 0812 6332 0389
ISUZU PANTHER ROYALE Thn 1996. Biru, Mulus, Bisa Bantu Kredit. Hub : 0812 6332 0389 NISSAN TERMURAH DI RAMADHAN NISSAN PROMO PROMO BARU BONUS HADIAH
G.Livina SV M/T Dp 21.198.000 Angs / 3 JT-AN Evalia ST M/T Dp 29.670.000 Angs/ 3 JT-AN March M/T DP 24.828.000 Angs/ 3,3 JT. Hub : Lamasi Pakpahan Hp. 0 8 2 1 6 1 5 8 1 1 1 8 . Pin BB 27DFE9B5 . Jl. H. Adam Malik No. 193 C
* PROMO NISSAN RAMADHAN *
NEW GL, MARCH, JUKE, EVALIA, SERENA. Dapatkan Penawaran Terbaik. Hub : 0852 6132 8682 / 061-7653 2555. Pin BB : 26B392D1 NISSAN BARU / NEW Promo Lebaran New Gl, Evalia, March, Juke, Serena, XTRAIL, Dll. (Hub) : Pin BB : 2973D009. No Hp. 0813 7667 9696 / 061 77056788. Terima Tukar Tambah. Dapatkan Harga Terbaik (Iman Nissan)
SUZUKI
CARRY PU, DP 15 JT-AN/ANGS. 2,5JT-AN MEGA CARRY..DP 23JT-AN/ANGS. 2,8JT-AN ERTIGA...DP 35JT-AN/ANGS. 3 JT-AN Bisa Dijemput Hub : 0853 5923 2531
“ Promo Ramadhan Mobil Suzuki “
Carry Pick Up Dp 12 Jtan / angs 2,6 Jtan Ertiga Dp 34 Jtan/ angs 3,9 Jt Hub : Agus 0852 0635 4486
SUZUKI PAKET RAMADHAN
Ertiga Cuma 40 Jutaan Langsung Bawa Pulang Untuk Lebaran, Carry Pick Up Cuma 12 Jutaan Langsung Cari Duit. NB : Bonus Hadiah Masih Banyak Lagi. Hubungi :
0813 6252 9285 , 0852 7008 9900
# DEALER RESMI SUZUKI # PROMO LEBARAN
Carry PU 1,5 Dp 13 Jtan atau Angs 2 Jtan Ertiga Dp 35 Jtan atau Angs 3 Jtan Apv Arena Dp 30 Jtan Angs 3 Jtan Hub. ABDUL 0821 6188 5013 DIJUAL
TOYOTA KIJANG SUPER G ‘95. Warna Abu - Abu Metalik, Bk Mei ‘14, Vr, Br, Cl, Pw, Tape, Hrg 65 Jt/Nego, No Sms/M. Call. Hub : 0823 6155 5767
7 CM 8 CM
Rp. 91.000 Rp. 104.000
TOYOTA BARU 100 % Ready Stock Avanza, Innova, R u s h , Ya r i s , E t i o s , N a v 1 , Fortuner, Hilux, Untuk Etios Free 1 Th Asuransi & Free Part. Hubungi : 0813 6142 4849 / 0852 7055 3000
TOYOTA BARU 100 %
Ready Stock Avanza Semua Tipe. Innova Diesel, Bensin, Yaris, Rush, Hilux, Nav 1, Fortuner, Khusus Fortuner Bensin Dapatkan Bunga 0 % Selama 3 Thn dan Bonus Lainnya. Hubungi : 0813 6120 1719 / 0813 7644 0200 DIJUAL SATU UNIT MOBIL TOYOTA COROLLA Olneo Thn 1997. Warna Biru, Bk Medan Asli Baru, Lengkap. Harga Nego. No Hp. 0852 6294 6310
AVANZA Dp 38 Jt-an ; Angs 2,3 Jt-an INNOVA Dp 55 Jt-an ; Angs 3,3 Jt-an TOYOTA RUSH Dp 50 Jt-an ; Angs 2,9 Jt-an BARU Hub. SONY 0852 755 11 744
TOYOTA KIJANG SUPER KF 40 SHORT Th 94. Wrn Biru, Bensin, Mobil Kaleng2. Rp 55 Jt. Jl. SM Raja No. 200. 0821 6767 7000 / 7851402
DIJUAL
MOBIL JEEP GREN CHEROKE MERAH. TH 2001 V8 4.7. Rp 120 Jt Ng. Hp. 0812 6098 1038 JUAL TOYOTA KIJANG SUPER Thn 96 SHOK. Bk, Warna Biru, 6 Speed, Ac, Tape, Dasbot Sedan, Harga 58 Jt, Velg Racing, Hub. 0813 6126 5117 - TOYOTA KIJANG Commando 89. Biru, Ac, Tape, Long, Pajak Panjang, Medan, Harga 46 Jt/Nego. - TOYOTA KIJANG Super 90. Merah Shot, Ac, Tape, Pintu 5, Plat BM, Harga 35 Jt/Nego. Hub. 0811 645 684
BUTUH DANA
9 CM Rp. 126.000 10 CM Rp. 140.000
BURSA
SEPEDA MOTOR
ANDA BUTUH DANA
Untuk Pelunasan BPKB Mobil, Take Over dan Leasing, Tanpa Bi.Checking. Hub. 0813 7572 5959
IKLAN KHUSUS 6x1,5 kolom Rp. 120.000
BURSA
PENDIDIKAN
YAMAHA JUPITER MX Thn 2011. Hitam, 5 Speed, Doble Cakram Rp. 11,2 Jt. Hub. 0813 6131 4188
Dapatkan:
Voucher Belanja Carrefour s/d. Rp. 500.000 untuk setiap pembelian
MOKAS
CASH & CREDIT * Syarat & ketentuan berlaku
Ready Stock : Mio, Mio-J, Mio Soul, Soul GT Beat, Xeon, Jupiter-Z, Vega ZR, Vixion
Hubungi:
PT. CAPELLA MULTIDANA
Jln. Putri Hijau No. 5 Medan Telp. 061-6645745 / 0812 7047 8906
TERCECER TERCECER
STUK. Bk 8672 BF. No uji : MDN 53230 A. A/N : Indra Angkola. Alamat : Jl. Cirebon No. 26 Medan. Merk : Mitsubishi
TERCECER
STUK. Bk 1245 BN. No uji : MDN 16741 A. A/N :KPUM. Alamat : Jl. Rupat No. 30-32 Medan. Merk : Daihatsu
TERCECER
STUK. Bk8910 Du. No uji : MDN 22446 A. A/N : Kop Pengangkutan Barang. Alamat : Jl. Umar No. 103 Medan. Merk : Mitsubishi
TERCECER
STUK. Bk 89068 Br. No uji : LPB 01450. A/N : Robin. Alamat :Jl. Asia Raya Blok DD No. 3. Merk : Suzuki
HILANG 1 Buah BPKB Becak Bk 1690 Ci Atas Nama Bamuhas Kosgoro. yang beralamat Jl. Letjend S.Parman Gg Pasir No. 23 Medan. yang hilang di jalan S. Parman. bagi yang menemukan bisa menghubungi 0878 6857 6740
BURSA
LOWONGAN
LOWONGAN KERJA
Kami Perusahaan BINA SEHAT Membutuhkan Satu Orang Karyawan Dengan Syarat : -Laki - Laki -Umur 18 - 25 Tahun -Pendidikan Bagi yang berminat langsung datang ke BINA SEHAT. Jln Brig Katamso No. 37 Medan atau Hubungi Telp : 061 4511 032 Hp . 0821 6477 5229 ANDA PNS/ SWASTA Sering Tugas JKTMedan?. Siap Training di JKT?Terbuka Peluang Partime Bisnis Agen Kesehatan Produk USA Sbg Pelopor Medan!. Income 25 Jt/Bulan di 6 Bulan Kedepan. Hub. 0812 1999 8345 Tdk Sms
SERVICE
AC
ELEKTRONIK CUCI + B. PASANG
Kulkas, M. Cuci, Dispenser H u b . M a j u Te k n i k - 061.7030 118 - 0813 6244 4913
CUCI SOFA / KARPET 061 - 77103017 BURSA
PERABOT
HARGA BELUM TERMASUK PPN 10%
SEKOLAH TINGGI TEKNOLOGI IMMANUEL MEDAN
MENERIMA MAHASISWA/I BARU / PINDAHAN T.A 2013/2014 Kelas Reguler Pkl. 16.00 - 19.20 Kelas Executive Pkl. 18.30 - (Malam)
Info Iklan Hub. 0821 60 126688
MENINGGALKAN RUMAH
SURIYONO Suami Dari SUTRISNAWATI Meninggalkan Rumah Sejak Desember Thn 2006 dan sampai Saat ini tidak diketahui keberadaanya dengan ciri - ciri sebagai berikut : Tingginya : 155 cm Kulitnya : Kuning Langsat Rambut : Ikal - Ikal Umur : 40 Thn Bagi siapa yang menemuinya mohon hubungi ke No Hp : 0812 6472 0459
LOWONGAN KERJA
AKADEMI FISIOTERAPI
SITI HAJAR MEDAN
Terakreditasi Depkes “B” dan “BAN PT” Penerimaan Mahasiswa Baru 2013 / 2014
Informasi Pendaftaran :
Jl. Letjend Jamin Ginting No. 2 Medan
Telp (061) 8223939-(061) 8213838 email : Akfissitihajarmedan@yahoo.co.id Beasiswa bagi juara umum sekolah
TERAKREDITASI BAN PT DAN DEPKES RI
STIKES/AKBID WIDYA HUSADA
Jl. Pancing/ Wilem Iskandar 116 Tel. (061) 6621202 MEDAN IZIN DIKNAS No. 249/D/O/2002 dan 73/E/0/2013 IZIN DEPKES No. BK 03.2.4.1.2203 -----------------------------
Menerima mahiswa baru :
1. AKBID angkatan ke XII t.a 2013/2014 bagi tamatan SMA/SMK/ALIYAH/SPK 2. STIKES : P.S KESEHATAN MASYARAKAT A.JALUR REGULER Bagi tamatan SMU sederajat. B. JALUR KHUSUS bagi tamatan D-3 Bidang kesehatan Testing Gel I: 1 Juli 2013 Informasi lengkap : 1. DR.Dr.H.Wirsal Hasan, MPH HP. 0812 639 88388 2. Dr.Hj.Sundari Syarif, HP. 0811 61 8011
BURSA
PELUANG BISNIS
BURSA
LOUNDRY
FAX.4561347
Program Studi: 1. Teknik Mesin (S1) Akreditasi BAN PT No. 044/SK/BAN-PT/AK-XV/S/II/2013 Konsentrasi: - Teknik Otomotif - Struktur dan Material - Rekayasa dan Teknologi Mesin Pertanian 2. Teknik Elektro (S1) Akreditasi BAN PT. No. 030/SK/BAN-PT/AX-XV/S/1/2013 Konsentrasi: - Energi Elektrik - Elektronika Industri - Sistem Kontrol INFORMASI DAN PENDAFTARAN Kampus: Jl. Gatot Subroto No. 325 Medan Telp. (061) 4569548 - 4573158 Fax. 4154154
GEBYAR LEBARAN
PINJAMAN DANA RAMADHAN
Spesialis Surat Rumah dan BPKB. Proses 5 Jam Cair, Tanpa Usaha, 3 Juta - 1 Milyar. Jaminan, SHM, SK Camat, HGB. BPKB Mobil, Spd. Mtr, Truk, Mobil kredit. Dan Bantu Pelunasan BPKB. Hub. Family Finance. 0813 7044 6668 - 0813 7044 6633
11 CM Rp. 165.000 12 CM Rp. 180.000
Senin, 22 Juli 2013
KAMI Agen Solar Industri Spec Pertamina, Untuk Order Semua Wilayah, Hrg Rp. 8850/Ltr (Nego). 0823 9590 7664 BENGKEL LAS BINTANG Mengerjakan : Pintu Plat, Jerjak Rumah, Kerangkeng Besi, Dll. Hub : 0813 6244 4913, 0813 7714 885 , 061 7030 118
BURSA
TEMPAHAN MURAH - Lemari pakaian 3 pintu Sungkai asli Rp. 1.500.000 tempahan - Kitchen set atas bawah Sungkai asli Rp. 1,5 Jt/mtr Hub Telp. (061) 661.8116 - (061) 661.6802- 7653.2188
MATERIAL
SPRING BED DIJUAL MURAH Spring Bed 6 kaki 2 lapis Rp. 1.150.000 Spring Bed 5 kaki 2 lapis Rp. 1.075.000 Spring Bed 4 kaki 2 lapis Rp. 1.000.000 Spring Bed 3 kaki 2 lapis Rp. 900.000 Spring Bed 3 kaki Dorong Rp. 1.000.000 Garansi Per 10 tahun
Hub Telp. (061) 661.8116 - (061) 661.6802 - 7653.2188
Anda Butuh Perabot Jepara Asli?
PERGURUAN ISLAM AS-SYAFI’IYAH INTERNASIONAL MEMBUTUHKAN GURU BIDANG STUDI : 1. AGAMA ISLAM (Hafiz / Qori - Qori’ah ) 2 . PENJAS ( JUR. Pendidikan kepelatihan Olah Raga ) 3. SENI BUDAYA (JUR. SENI MUSIK) SYARAT : A.LULUSAN S1/A 1V B .MEMILIKI LAPTOP C.MAMPU BERBAHASA INGGRIS MIN PASIF D.DAPAT MENGOPERASIKAN POWER POINT E.MEMILIKI KENDERAAN SENDIRI F.BERPENAMPILAN MENARIK G.DIUTAMAKAN YANG BISA BERMAIN KEYBOARD / ORGAN (KESENIAN) H.LAMARAN DITULIS TANGAN I.PENGALAMAN 2 TAHUN J.USIA MAX 35 TAHUN K.SEHAT JASMANI DAN ROHANI L.PASPHOTO 3 X 4 = 2 LEMBAR . KIRIMKAN LAMARAN LENGKAP KE JL. KARYA WISATA II NO 1 MEDAN JOHOR
KLINIK TERAPY/ ALAT VITAL
MAK EROT YANG TERUJI DAN TERBUKTI
Dengan H. TEJA SAEFUL Cucu Asli Mak Erot Bersama Ust. M. OTONG
Bila anda ingin perkasa ingat jangan sampai salah masuk, carilah yang benar-benar pewaris ilmu mak Erot sejati, karena keahlian H. Teja Saeful sudah tidak diragukan lagi dalam menangani keluhan seputar alat vital bahkan pengobatan H. Teja Saeful sudah terkenal di seluruh Indoneisa dan kota-kota besar di Indonesia, sudah ribuan pasien tertolong dipengobatan Mak Erot ini yang aman tanpa efek samping, bahkan dimanca negara sekalipun pengobatan Mak Erot SUDAH TIDAK DIRAGUKAN LAGI KEBERHASILANNYA, INGAT untuk kaum pria jangan sampai anda terhina kaum wanita karena kondisi alat vital yang kurang sempurna KHUSUS WANITA: KHUSUS PRIA: - Ingin punya keturunan - Ejakulasi dini - Memperkencang & - Impotensi memperbesar payudara - Memperpanjang “Alvit” - Keras dan tahan lama, dll - Memperbesar “Alvit” DIJAMIN 100% KONSULTASI UMUM: HANYA TEMPAT - Buka aura KAMI KLINIK - Cari jodoh MAK EROT - Pelaris - Mencari orang hilang JL. LAKSANA NO. 55 J MASUK DARI JL. AMALIUN YUKI SIMPANG RAYA MEDAN (PRAKTEK TETAP) HP: 0812 4038 333 - www.terapialatvitalmakerot.com
BURSA
PROPERTY
Informasi Pembaca Bursa Property
G R : Garasi LB : Luas Bangunan KM : Kamar Mandi LT : Luas Tanah KP : Kamar Pembantu RM : Ruang Makan KT : Kamar Tidur RT : Ruang Tamu SHM: Sertifikat Hak Milik
*AKUISISI PROPERTI TUA DI CHINA*
Mohon Perhatian : Jika leluhur anda di Tiongkok masih punya properti tua, ingin dijual/memulihkan kepemilikannya dengan Pemerintah setempat, semua bisa diserahkan kepada kami untuk akuisisi & kami dapat bantu dalam pengurusannya. Hub. CP : (Atik) 0813 6771 1753
Hubungi: Jl. Bilal No. 90 P. Brayan Medan Telephone Toko : 661.6285 Rumah : 661.1540 Fax : 661.6285 (061) Jl. K.L. Yos Sudarso depan SMA Negeri 1 Tebing Tinggi Telp. (0621) 24243
LT. 6,2 X 18,5. LB. 70 M2. SHM. IMB, Listrik, Air Pam, Pagar Kanopy. SiapdiTempati. JugaTersediaTanah Kapling. Hub.0813 7665 7087 / 0813 6222 8121
RUMAH DIJUAL
Uk : Tanah 10 x 40 M. Di Jl. Tuar I/No 216 Amplas Medan. Hub : 0812 6870 4377 TP
SERVICE
KONSTRUKSI
WC WC
TUMPAT/ SAL. AIR
845.8996 0812.631.6631 Bergaransi/ Jl.Kpt. Muslim
Jl. P. BRAYAN MEDAN
HP. 0813 7035 7291 Ada Garansi
BURSA
KESEHATAN
DIJUAL RUMAH CEPAT
Jln. Sidorukun / Ridho Ujung No. 23, Luas Tanah 10 x 20 m, Hub. 0812 6080 3095 RUMAH DIJUAL CEPAT Rumah Type 70, 3 KM, LT 175 M2, SHM. Lokasi Nyaman, Di Perumahan Bumi Seroja No. B9 Jln Gagak Hitam Medan. Hub. 0813 7098 2003 (TP)
DIJUAL RUMAH
Jl. Suka Makmur - STM No. 5 A. Luas Tanah 596 M, 5 KM, 3 KM. Hub. 0812 8236 8792 , 0813 7655 2224 , 0877 6739 8230
DIJUAL 2 BIDANG TANAH LT. 3.732 M2 dan 2.921 M2. Lokasi di Desa Jonggir Leto Kec. Panai Kab. Simalungun/SHM. Harga Rp. 900 Jt/ Nego. Hub. 081262001879/082162478454
DIJUAL RUMAH BARU
Jl. B. Katamso No.533 (Simp. Jl. Pelangi) Medan Tel. (061) 7878777 - 7878666 Fax. 7863433
Rumah Jl. Puri Gg. Wasono No. 4 i Mdn, Hub. 0812 6323 8511
DIJUAL RUMAH LT +/- 246 M2. LB +/- 200 M2. Jln. Migas Kel. Titi Papan Kec. Medan/SHM. Harga Rp. 250 Jt/ Nego. Hub. 081262001879/082162478454
LT. 1.930 M2. Di Jl. S.M Raja Km 6,5 Medan, sblh Sipirok Nauli Ekspress/SHM. Harga Rp. 7,5 M/Nego. Hub. 0812 6352 858
DIJUAL RUMAH & TANAH LT +/- 1.176 M2. Lokasi di Jl. Bandar Labuhan Dusun V Desa Bandar Labuhan Kec. Tanjung Morawa Kab. Deli Serdang/SHM. Harga Rp. 325Jt/ Nego. Hub. 081262001879/082162478454
PT. HARI REZEKI KITA SEMUA
Hub: (061) 7365429 - 7362887
DISEWAKAN / DIJUAL
DIJUAL RUMAH Jln. Ngalingko Lr. Saudara No. 4. LT. 433 M2. Dan Tanah. Jl. A.R Hakim Gg. Pendidikan. Uk 10 x 18,5. Hub. 0813 7665 7087 / 0813 6222 8121
DIJUAL RUMAH 1,5 Tkt. LT. 159 M2, LB. 150 M2. Di Jln. Pertiwi No. 4 Kel. Binjai Kec. Medan Denai. Harga Rp. 350 Jt/Nego. Hub. 081262001879/082162478454
PRODUKSI:
Dpt Diperoleh di Sumatera - Aceh
DIJUAL RUMAH
DIJUAL RUKO LT. 344 M2 di Jl. Utama Link VII Kel. Kotamatsum IV Kec. Medan Area/SHM. Harga Rp. 650 Jt/Nego. Hub. 081262001879/082162478454
MALIOBORO PERABOT
(Untuk reumatik & asam urat)
Izin Dinkes No. 448 Hak Paten No. 00.2004.09965.10041
TANAH
2 BIDANG TANAH DIJUAL LT. 556 M2 dan 994 M2. Lokasi di Jl. Talun Sungkit Kel. Tiga Raja Kec. Girsang Sipangan Bolon Kab. Dati II Simalungun/SHP. Harga Rp. 150 Jt/Nego. Hub. 081262001879/082162478454
DIJUAL TANAH Uk. 45 x 40.
Jl. Plamboyan 2 Masuk Dari Gang Melati Menteng 7. Hp. 0852 7001 2345
DIJUAL TANAH
Uk : 12 x 60 M. SHM, Depan Villa Mutiara Johor II Pangkalan Angkot Medan Bus 36 Jl. Sidodadi Ujung. Hub : 0812 6870 4377 TP
BURSA
ALAT MUSIK
BAKTERI SEDOT LEMAK
Turun 15 KG - 2 Gratis 1. 0813 3207 7899 URAT SYAHWAT
1. Impotent L. Syahwat (gula), kurang gairah/ keras, tambah besar & panjang 2-3-5 cm, ejakulasi dini, mani encer, telor turun, mandul, terbukti di tempat, permanen, aman, tanpa efek samping mahar 100 ribu 2.Urat terjepit, otot persendian kaku, mati rasa, angin duduk, mahar 50rb 3. Pagar badan, pelet, penglaris mahal 50rb 4.Pengobatan ghaib (ruqyah), membuang hasad dengki manusia, ilmu2 hitam, dll. 100rb 5. Buka aura, kewibawaan, penunduk, awet muda, murah jodoh/kerja, buang sial, dgn minyak panas, air raksa, samber lilin mahar 200rb 6. Ramuan “ Keperawanan agar rapat, legit, wangi, kesat, keputihan 300rb 7.Patah tulang, terkena guna, santet, narkoba, stress, siplis (raja singa), medis/ non medis, lainnya. 8.Memisahkan WI/PIL 9. Buka pintu ghaib, pandangan ghaib, silat ghaib, komunikasi dengan seluruh ghaib.
PA YONG SIKUMBANG
Jl. Pertahanan / Patumbak Taman Jasmin Mas No. A4 Amplas. Hp : 0812 604 1050 Flexy 061-7769 8634 Izin Kejatisu B-23/DSP 5/001/2008
Agenda
WASPADA Senin 22 Juli 2013
07:00 Dahsyat 09:00 SINEMA PAGI 11:00 INTENS 12:00 SEPUTAR INDONESIA SIANG 12:30 SI DOEL ANAK SEKOLAHAN (RR) 14:30 CEK AND RICEK 15:00 SILET 15:30 Yang Muda Yang Bercinta 16:30 SEPUTAR INDONESIA 17:00 Tangan Tangan Mungil 18:00 JODOHKU 19:00 BERKAH 20:00 TUKANG BUBUR NAIK HAJI THE SERIES 22:00 TVM
CATATAN
07:00 Inbox 09.05 Halo Selebriti 10:00 SCTV FTV Pagi 11.03 SCTV Pagi 12:00 SL Liputan 6 Siang 12:30 SCTV FTV Siang 14.00 Liputan 6 Terkini 14.30 Eat Bulaga Indonesia 16.00 Liputan 6 Terkini 16.03 Eat Bulaga Indonesia 16.30 Liputan 6 Petang 17.00 Heart Series 18.15 Monyet Monyet Cantik 19.30 Pesantren Rock N Roll 21.00 Love in Paris 23.15 SCTV FTV Utama
07.00 Upin & Ipin 07.30 Pose 08.00 Layar Unggulan 09:30 Kisah Unggulan 11.00 MNCTV 11:30 Lintas Siang 12:00 Layar Kemilau 13.30 I Drama 15.00 Top Pop 16.00 Lintas Petang 16.30 Tuntas 16:30 Animasi Spesial 18.00 Bola Bolu 19.00 Tendangan Si Madun 3 20.30 Raden Kian Santang 22.00 Hidayah 00:00 Lintas Malam
07:30 Fenomania 08.00 Seleb @ Seleb 09.00 Sinema Special 11.00 New Friends 11:30 Topik Siang 12:00 Seputar Obrolan Selebriti 13:00 Bule Ngefans 13.30 Chota Bheem Aka Bima Sakti 14.00 Panda Fanfare Aka Kungfu Panda 14:30 Duckula 15.00 Tom & Jerry 15.30 Curious George 16.00 Mr Bean 16:30 Topik Petang 17.00 Catatan Olga 18:00 Pesbukers 19:30 RT Sukowi 20:30 Sketsa Panggung 22.30 Black In News 23.00 Ultimate Guinnes World 23:30 Cakrawala
Jadwal acara TV di atas bisa diubah sewaktu-waktu oleh stasiun TV yang bersangkutan tanpa pemberitahuan
07:00 KISS Pagi 08:00 Pagi Pagi Bagi Bagi 09.00 Sinema TV Spesial 10:30 Calon Ibu Untuk Anakku 11:30 Patroli 12:30 Sinema Pintu Taubat 14:00 Hot KISS 15:00 Fokus 15.30 Jangan Anggap Aku Kecil 16:00 Drama Korea 17.00 Knock Out 18:00 Drama Seri Indonesia : Bukan Mawar Tapi Melati 19:00 Drama Seri Indonesia :Kenapa Kau Buang Anakku 20.00 Take Me Out Season 2 22:00 Kampung Galau 23.00 Sinema Unggulan
07:05 Bedah Editorial Media Indonesia 08:05 8 Eleven Show 11:05 Sisi Berita 11:30 Metro Siang 13:05 Wideshot 17:05 Metro Hari Ini 18:05 Prime Time News 20:05 360 21:05 Top News 21:30 Forum Bisnis 23:05 Inside 23:30 Metro Sports
B9 07:30 New Rangking I 08.30 Bagi Bagi Berkah 09.00 Mozaik Islam 09.30 Sering Dibilang Gitu Sih 10.00 Moccachino 10.30 Reportase Siang 11.00 Insert Siang 12.00 Bioskop Indonesia 14:00 Sketsa 15:15 Show Imah 16:30 Reportase Sore 17:15 Insert Investigasi 18:00 Super Trap 19.00 Oh Ternyata 20.00 Bioskop Trans TV Spesial 22:00 Bioskop Trans TV 00:00 Sexophone 01.00 Reportase Malam
07:00 Live News Apa Kabar Indonesia Pagi 09:00 Karikatur Negeri 09:30 Live News Kabar Pasar Pagi 10:00 Coffee Break 11:30 Live News Kabar Siang 13:30 Ruang Kita 14:30 Live News Kabar Pasar 15:00 Indonesian Super League 17:30 Live News Kabar Petang 19:30 Gestur 20:30 Live News Apa Kabar Indonesia Malam 21:30 Live News Kabar Malam 22:30 Telusur 23:00 Kabar Arena 23:30 Live News Kabar Hari Ini
08:00 The Penguins Of Madagascar 08:30 Sketsa Tawa 09.30 Dapoer Cobek 10:00 Obsesi 11.00 Buletin Indonesia Siang 12.00 Namaku Mentari 14:00 100% Ampuh 15.30 Top Banget 16:00 Fokus Selebriti 16:30 Arjuna 17.00 Si Kriwil 18.00 Big Movies 20:00 Big Movies 22.30 Big Movies
07:30 Selebrita Pagi 08:00 Makan Besar 08:30 Ga Nyangka 09:15 Ups Salah 09:30 Spotlite 10.30 Warna 11:30 Redaksi Siang 12:00 Selebrita Siang 12:30 Si Bolang 13:00 Laptop Si Unyil 13:30 Dunia Binatang 14:30 Brownies 15:00 Cooking In Paradise 15.30 Jejak Petualang 16:00 Redaksi Sore 18:00 Hitam Putih 19:00 On The Spot 20:00 Opera Van Java 22:00 Bukan Empat Mata 23.30 (masih) Dunia Lain
**m31/G
BekasRumahGianniVersace Di Miami Dilelang Sebuah rumah besar pernah dimiliki perancang busana Gianni Versace dan menjadi tempat penembakan mematikan atas dirinya pada 1997, akan dijual dalam lelang pada September dengan penawaran awal 25 juta dolar AS. Mansion terletak di lahan seluas 23 ribu kaki dikenal dengan nama Casa Casuarina, akan masuk dalam lelang pada 17 September, demikian menurut Lamar Fisher, ketua perusahaan lelang Fisher, seperti dilaporkan Reuters. Acara lelang akan diselenggarakan di mansion tersebut. Terletak di Ocean Drive, properti itu sudah ditawarkan sejak tahun lalu dengan permintaan harga 125 juta dolar dan sudah diturunkan menjadi 75 juta dolar beberapa bulan lalu. “Ini adalah properti utama abad ini,” kata Fisher.
Gedung tersebut dibangun tahun 1937, memiliki 10 kamar tidur, 11 kamar mandi, dilengkapi kolam renang mosaik sepanjang 16 meter dengan dilapisi garis emas 24 karat. Kamar-kamarnya dihiasi lukisan fresko, marmer Italia dan besi antikarat. Versace membeli rumah itu pada tahun 1992 dan menghabiskan dana 33 juta dolar untuk memugarnya dan menambah bangunan sayap yang lain. Pada 1997, perancang busana itu ditembak mati di depan pintu rumah tersebut oleh seorang pria yang kemudian bunuh diri. Pemilik rumah sekarang adalah pengusaha Miami membelinya pada tahun 2.000. Selama beberapa tahun rumah itu dikelola sebagai butik hotel dengan 10 kamar tetapi ditutup awal tahun ini.(ant)
Aksi Shah Rukh Khan di film terbarunya Chennai Express/latestglobe.com
Film Terbaru Shah Rukh Khan Dirilis Saat Idul Fitri Mansion milik Gianni Versace, Casa Casuarina, di Miami. (wikipedia.org)
Salah satu film terbaru Bollywood, Chennai Express dibintangi Shah Rukh Khan akan diedarkan di bioskop-bioskop pada 9 Agustus bertepatan dengan perayaan hari raya Idul Fitri. Film aksi-komedi ini disutradarai Rohit Shetty juga dibintangi Deepika Padukone, sebe-
lumnya diatur untuk menggebrak bioskop pada 8 Agustus, menurut kalangan perfilman. Film ini bercerita dimulai dengan keberangkatan Rahul dalam suatu perjalanan ke satu kota kecil di Tamil Nadu, untuk memenuhi keinginan terakhir kakeknya: membenamkan abu
Vera ‘The Conjuring’ Farmiga Khusuk Di Genre Horor Vera Farmiga/babble.com
Aktris Vera Farmiga kini benar-benar menjadi pakar film bergenre horor, namun bintang utama film The Conjuring ini mengaku harus belajar keras. The Conjuring ditarik dari kisah nyata dari investigasi paranormal pasangan pemuja setan dan cenayang Ed dan Lorraine Warren, diikuti kejadian supranatural dialami keluarga ini di rumah mereka, mengantarkan pada dikuasainya si ibu oleh satu perkumpulan pemuja setan. Keluarga Warren terkenal karena keterlibatannya dalam kasus Amityville Horror di mana seorang pasangan asal NewYork mengaku rumahnya dihantui setan dalam Conjuring diperankan Patrick Wilson dan Farmiga lewat kerja sama dengan Lorraine Warren selama membuat film ini. “Yang paling mendesak bagi saya adalah bagaimana menyampaikan kecenayangan dia dan itu berkaitan dengan bagaima-
na dia memandang sesuatu, bagaimana dia memaknainya. Yang menyentuh saya dari dia adalah empatinya yang luar biasa kepada orang lain, dan dedikasinya untuk membantu orang lain,” kata Farmiga. The Conjuring diproduksi Warner Bros muncul di tengah membanjirnya film horor supranatural dipicu film berseri Paranormal Activity, film berbiaya rendah menciptakan kengerian sempurna dan meraup pendapatan luar biasa. Empat film Paranormal telah menghasilkan pemasukan 700 juta dolar AS di seluruh dunia sejak Paramount Pictures dari Viacom mendistribusikannya untuk pertama kali pada 2007. Para penulis skenario, Chad dan Carey Hayes, mengangkat kisah rumah keluarga Perron di Harrisville ke layar lebar, mengatakan The Conjuring menawarkan sesuatu yang berbeda dengan menceritakan kisah dari
perspektif penyelidik, ketimbang dari keluarga mengalami kejadian aneh. “Banyak cerita hantu bermula dari minivan berisi sekeluarga penuh, kemudian keluarga itu masuk rumah, lalu berakhir dengan memanggil polisi atau profesional. Nah, kami ingin melihat apa yang menarik di mata profesional,” kata Hayes bersaudara kepada wartawan. Farmiga,39 mengatakan kendati film ini berakar pada horor, namun dia memandangnya sebagai kisah cinta di antara pasangan Warren, seraya mengatakan mereka pasangan yang langka. Farmiga pertama kali membintangi film horor dengan memerankan seorang ibu pada film produksi tahun 2007 berjudul Joshua. Dia juga membintangi film berkisah seorang anak setan produksi tahun 2009 berjudul Orphan, kemudian serial psikologis Bates Motel, dan melawan penguasaan setan dalam The
Conjuring. Aktris ini mengatakan persamaan dengan semua film horor yang dibintanginya adalah selalu memerankan seorang ibu. Dia sendiri menjadi ibu dalam kehidupan nyata pada 2009. Bates Motel mengisahkan pembunuh gila Norman Bates, memperlihatkan Farmiga memerankan Norma, ibu galak dari si Norman. Farmiga mengaku semakin menjiwai tema-tema kesehatan mental setelah membintangi serial itu. Farmiga yang mendapat nominasi Oscar untuk kategori pemeran pembantu terbaik pada 2009 dalam film Up in the Air, juga masuk nominasi Emmy tahun ini atas perannya dalam Bates Motel. “Tak ada hal lebih memuaskan ketimbang penerimaan positif dan itu senantiasa senang mendengar tepuk tangan dan sambutan,” kata sang aktris seperti dikutip Reuters.(ant)
jasadnya ke dalam air suci Rameshwaram. Dalam perjalanan, ia bertemu seorang wanita berasal dari sebuah keluarga yang unik di Selatan. Ketika mereka menemukan cinta melalui perjalanan ini di tanah riang India Selatan, berbagai kejadian tak terduga
menanti mereka. Arahan Rohit Shetty ini di dasarkan pada penulis Robin Bhatt (skenario tambahan) dan Farhad (dialog), juga menampilkan Rani Mukerji. Diperkirakan bakal meramaikan produksi Bollywood 2013.(ant)
Mikha Tambayong Gemar Sepakbola DIAM-diam artis muda dan serba-bisa Mikha Tambayong, termasuk penggemar sepakbola berat terutama klub Inggris – Chelsea FC. Sayangnya, lantaran kurang publikasi, cukup banyak pihak meragukan fanatisme pada olahraga paling populer di jagad raya ini dan menganggapnya hanya ikutikutan. “Kalau saya ikut-kutan menggemari tim Chelsea, buat apa saya bela-belain hadir pada jumpa pers jelang kedatangan Jose MoMikha Tambayong rinho - Frank Lampard dkk ke Jakarta. Apalagi sepanjang hari jadwal syuting film dan sinetron saya teramat padat,” papar Mikha Tambayong kepada Waspada di Hotel Sultan – Senayan, Jakarta baru-baru ini. Menurut bintang film, sinetron, model plus penyanyi kelahiran 15 September 1994 ini, kehadirannya sejenak di jumpa pers MNCTV sebagai Host Broadcaster rangkaian kunjungan Chelsea FC di Jakarta, 23 – 25 Juli nanti, untuk merasakan langsung atmosfer awal seberapa besar fanatisme para penggemar klub raksasa didirikan sejak 1905 dan bermarkas di Fulham – London tersebut. * (AgusT)
Tantri Kotak Jaga Keseimbangan Kehidupan SEBAGAI vokalis band rock papan atas dengan jadwal konser padat sepanjang tahun, Tantri Kotak, tetap punya strategi jitu agar melaksanakan rangkaian ibadah Ramadhan 1434 H lebih baik dan khusyuk dari bulan Puasa sebelumnya, Caranya, bersama dua peronel lain – Cella (gitar) dan Chua (bas), jauh hari mengajukan keinginan pada pihak manajemen Kotak band agar mengurangi jadwal manggung selama Ramadhan. “Hanya dengan mengurangi jadwal konser selama bulan Ramadhan,sayadankawan-kawan, bisamenjagakeseimbangankehidupan dunia dan akhirat. Strategi
jitu tersebut kini berbuah manis, kami bisa lebih leluasa mencari dan menghimpun pahala dan bisalebihmendekatkandiridengan orangtua,” paparTantri Kotak kepadaWaspada pada DjarumHikmah Puasa 2013 di Grand Indonesia Shopping Town – Jakarta Pusat, baru-baru ini. Ditemui selepas tampil bersama Hj Supriyati – sang mama padaobrolanpengisi Ramad-han bertema Berbagi Momen BersamaOrangtua, pemilik nama panjangTantri Syalindri Ichlasari bergabungdenganKotakbandtahun 2007 menggantikan vokalis Pare ini menambahkan, setelah 11 bulan penuh jarang ketemu orang-
tualantaranpadatnyajadwal konser ke pelosok negeri termasuk ke beberapa negara tetangga plus Amerika Serikat, bulan Ramadhan tahun ini menjadi teramat penting bagi personel bandnya. “Selain mencari banyak pahala, Ramadhan juga menjadi momentum penting untuk menjaga kehangatan bersama keluarga khususnya ayah dan ibu. Apalagi sejak merintis karir ngeband hingga meraup sukses, ibu dan ayah saya tak henti-hentinya mendukung. Nah, kini saatnya bagi saya sejenak mengorbankan waktu nge-band untuk lebih membahagiakan mereka,” tutur Tantri.* (AgusT)
Chua, Tantri, Hj Supriyati dan Cella
Aceh
B10 Ramadhan Semakin Semarak Di Meureudu MEUREUDU (Waspada) : Suasana Ramadhan hingga memasuki hari keduabelas, Minggu (21/7) di Kota Meureudu, Kecamatan Meureudu, ibu kota Kabupaten Pidie Jaya, tampaknya semakin semarak, terutama di waktu sore hingga malam hari masyarakat seolah-olah tidak pernah tidur. Pantauan Waspada di beberapa desa di beberapa kecamatan di daerah lumbung beras Provinsi Aceh itu, terkesan bahwa selama Ramadhan, warga Pidie Jaya dan Kabupaten Pidie itu tak pernah tidur malam. Suasana Ramadhan di Aceh khususnya Pidie Jaya dan Pidie penuh dengan keIslaman, baik siang maupun malam hari. Siang hari umat Islam di daerah itu melaksanakan shalat zhuhur dan ashar secara berjamaah selalu membludak mengisi masjid, meunasah, atau surau di sekitar mereka. Bahkan pada hari Jumat jamaah shalatnya sampai tumpah ke luar masjid baik di masjid kota kabupaten maupun masjid kota kecamatan dan masjid di kemukiman serta masjid di desa. Lain lagi kalau malam hari, ribuan kaum muslimin/muslimat melaksanakan shalat tarawih. Masjid dan meunasah kembali penuh sesak dan dilanjutkan tadarus sampai dini hari menjelang sahur. Gema kalam Ilahi bergema di seluruh tempat/rumah ibadah yang ada. Sekdakab Pidie Jaya Ramli Daud mengatakan, suasana Ramadhan di daerahnya cukup semarak. Masyarakat berlombalomba melaksanakan amal ibadahnya untuk mencari keridhaan Allah SWT semata. (b09)
Asa Terpampang Buat Dokto Zaini DOKTO Zaini, sapaan akrab dari anak-anak Aceh untuk Gubernur ujung Barat Indonesia saat ini. Sekira setahun silam, juga di bulan Ramadan datang ke Pulau Simeulue. Waktu itu menemui yang tengah riang gembira, melantik Bupati & Wakil Bupati Simeulue Riswan NS dan Hasrul Edyar. Mobil jemputannyapun, Wanggler Robicon BK 9711 YY. Baru dan mewah. Dua hari lewat, bersama first lady Gubernur Aceh Zaini Abdulllah didampingi sang wakilnya—Muallim Muzakir Manaf, tiba kembali. Bedanya, kali ini sang pemimpin Aceh yang pernah di DPO keamanan negara Indonesia, melihat ratusan warga Sinabang yang tengah berduka, ditimpa musibah. Rumah-rumah mereka dilalap si jago merah, di satu malam naas sekira sepekan lalu. Meski rakyat menyambut antusias, pantauan ada yang rada janggal. Soal mobil jemputan untuk sang dokto, dengan kali yang perdana. Kedua ini, ia hanya dinaikkan mobil BL 1 S bekas tunggangan Bupati Simeulue dua periode silam Darmili. Tak tahu pasti, alasannya. Entah mobilWanggler Robicon kelas Eropa itu sudah raib dari tanah Simeulue oleh derasnya pro kontra di dunia maya. Bahkan muncul statemen diduga hasil gratifikasi atau juga menyesuaikan keadaan, karena menyenguk yang tengah lara. Kejanggalan itu, kata Iwan Simeulue, hanyalah bagian dari realita. Sisi terpenting, kepedulian Gubernur Aceh yang meraup suara dari bumi penghasil cengkeh dengan angka fantastis ini, momen yang dinanti. Uluran tangan dan kebijakannya bagi korban kebakaran adalah yang utama. Hal ini dapat dibaca pada asa 184 jiwa 57 KK korban kebakaran Desa Suka Damai Sinabang, terpampang di spanduk penyambutan sang doto di lokasi kejadian. Berikut kurang lebih harapan warga. “Bapak dr H Zaini Abdullah (Gubernur Aceh) yang kami cintai dan banggakan. Mohon dapat membangun kembali rumah kami yang terbakar. Dari kami warga yang ditimpah musibah”. Tak sia-sia, Zaini Abdullah menjawabnya hari itu juga. Selain memberi langsung secara simbolis uang tunai Rp5 juta setiap KK, bagi yang rumah mereka habis terbakar dan hancur. Mantan petinggi GAM itu, juga dalam pidato dan diskusinya bersama para korban dan Muspida plus, menjanjikan rumah hunian sementara. Selain itu dia juga menjanjikan bagi para korban rumah hunian yang layak dengan nilai Rp70 juta per unit. Meski bagian besar ini masih sebatas janji, tentu sangatlah mengobati hati para korban kebakaran Sinabang. Betapa tidak, yang menjanjikan itu adalah orang tua, taat agama, pula gubernur provinsi yang kaya—Aceh. Dengan jumlah APBD-nya mencapai belasan triliun. Janji itu-pun disampaikan dalam bulan puasa didengar dan disaksikan oleh ratusan pasang mata dan telinga dari berbagai strata, juga direkam oleh belasan media massa. (cb08)
Waspada/Muhammad Rapyan
SPANDUK asa warga untuk Dokto Zaini, Kanan Gubernur Aceh didampingi istri dan juga nyonya Muzakir Manaf menyerahkan bantuan Rp5 juta kepada korban kebakaran Sinabang. Foto direkam, Minggu (21/7).
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Dana Tanggap Gempa Gayo Rp64 Miliar Paket Proyek TAKENGEN (Waspada): Pemerintah Aceh menjadikan dana tanggap darurat gempa Gayo sebagai paket proyek, bukan merupakan dana siap pakai yang kapan saja dibutuhkan siap digunakan, sesuai kebutuhan lapangan. Dana senilai kurang sedikit dari Rp65 miliar (Rp64,9 miliar lebih), sudah dipaketkan, tidak bisa digunakan untuk kebutuhan mendadak dan harus direvisi terlebih dahulu. Akibatnya di lapangan, ada pekerjaan yang mendadak seharusnya segera dilakukan, terpaksa tertunda. Namun ada paket pengadaan barang yang tidak terlalu dibutuhkan korban gempa, tetap dipaksakan pengadaannya. Berbeda dengan Badan Penanggulangan Bencanna Pusat (BNBP) dan Pemda Aceh Tengah yang menyediakan dana darurat dalam bentuk Dana Siap Pakai (DSP), kapan saja dana tersebut digunakan dan
penggunaan sesuai keadaan lapangan. BNPB menyediakan DSP Rp800 juta dan Pemda Aceh Tengah Rp300 juta. “Mengapa Pemerintah Aceh menjadikan dana tanggap darurat menjadi paket proyek? Seharusnya dana tersebut merupakan dana siap pakai, yang dapat digunakan kapan saja, bila keadaan lapangan membutuhkan. Akibat dana tersebut proyek, banyak kegiatan yang mendesak, namun tertunda,” tanya Waspada saat dilangsungkan temu pers, Sabtu (20/7) oleh Badan Penanggulangan Bencana Aceh (BPBA) di Posko induk bencana gempa Aceh Tengah. Jarwansyah, komandan tanggap darurat sekaligus pengguna anggaran, mengakui dana tanggap darurat senilai Rp64 miliar lebih itu merupakan dana tak terduga, bukan dana siap pakai. “Seharusnya pemerintah Aceh menyediakan dana dalam bentuk DSP. Bisa digunakan sesuai dengan dinamikan lapangan,” kata kepala BPBA ini. Ada paket pekerjaan senilai
Rp21 miliar berupa pembuatan rumah hunian sementara (Huntara), namun kedua bupati (Aceh Tengah dan Bener Meriah) yang rakyat ditimpa musibah itu menyebutkan kegiatan tersebut tidak perlu dilaksanakan. Akibatnya dana Rp 21 miliar lebih itu tidak bisa digunakan untuk kegiatan lain. Jarwansyah mengakui pihaknya harus mencari pengusaha untuk mendukung kegiatan mendadak ini, karena dana untuk tanggap darurat belum masuk ke rekening bendahara. Dampak dana ini bentuknya tak terduga dan sudah dipaketkan dalam anggaran proyek, ada kegiatan vital di lapangan yang seharusnya dilakukan segera, namun justru terabaikan. Seperti merubuhkan bangunan pemerintah, sarana ibadah, perumahan penduduk yang sudah mengancam nyawa. Paket proyek BPBA ini dananya minim dan perubuhan dan pembersihan bangunan itu baru dapat diselesaikan dalam jangka waktu tiga bulan. (b32/ b33)
Premium Langka Di Gayo Lues BLANGKEJEREN (Waspada) : Dalam satu minggu terakhir, pemilik kendaraan bermotor di Gayo Lues mengeluh, pasalnya premium yang sangat dibutuhkan warga semakin langka dan sulit ditemukan di SPBU dan galon eceran. Sofi, salah seorang pemilik kendaraan roda dua mengaku heran melihat langkanya premium di Gayo Lues, padahal hampir setiap hari premium masuk ke SPBU di Blangkejeren. Anehnya, sedikit saja terlambat datang ke SPBU, stok premium di SPBU di Blangkejeren malah habis dan tak kebagian. Akibatnya, sebagian besar pemilik roda dua dan empat serta kendaraan roda tiga, terpaksa mencari galon eceran. “Di beberapa galon kecil, memang masih ada beberapa pedagang yang menjual premium, namun harganya sudah sangat mahal, per liternya men-
capai Rp9 ribu hingga Rp10 ribu,” keluh Sofi diamini warga lainnya. Kendati harganya melambung dan mencekik leher, namun karena sudah menjadi kebutuhan yang tak bisa ditawartawar lagi, premium yang dijual di galon kecil harus dibeli, karena jika mengharap dari SPBU yang ada, jelas sangat tidak memungkinkan. Langkanya premium di Gayo Lues dalam sepekan terakhir, jelas sangat tidak wajar dan patut dipertanyakan, masalahnya baru beberapa jam pemilik SPBU menjual dan membagikan premium kepada konsumen, premium yang ada tibatiba telah habis. Akibatnya, banyak warga yang berharap bisa membeli premium dengan harga yang ditetapkan pemerintah, terpaksa pulang dengan wajah kecewa dan kembali harus merogoh
kocek membeli premium di galon eceran dengan harga yang jauh di atas normal. Beberapa warga Gayo Lues mengaku curiga terhadap langkanya premium di Blangkejeren dan sekitarnya. “Jangan-jangan ada oknum tertentu yang berusaha menimbun dan menyembunyikan premium, agar premium langka dan harganya bisa dijual Rp15 ribu per liter,” ujar beberapa warga. Pantauan Waspada, Sabtu (20/7), kenaikan harga premium mencapai Rp9 ribu sampai Rp10 ribu tersebut, bukan hanya terjadi di Kecamatan Blangkejeren, Blang Pegayon, Kuta Panjang, Dabun Gelang dan kecamatan lain, namun harga melambung jauh di atas harga normal itu juga terjadi di Kecamatan Putri Betung yang berbatasan dengan Kabupaten Aceh Tenggara. (b26)
Warga Minta Pasang Lampu Jalan BLANGKEJEREN (Waspada) : Warga dari beberapa desa di Kecamatan Blang Pegayon,Gayo Lues meminta Pemkab melalui dinas terkait agar segera memasang lampu jalan raya di kecamatan setempat. Pasalnya, kendati hanya berjarak beberapa kilometer dari ibu kota kabupaten, namun Desa Cinta Maju, Ume Lah, Kute Bukit, Bener Baru, Bengkik dan beberapa desa lain di Kecamatan Blang Pegayon, gelap gulita di malam hari akibat tak adanya lampu penerangan jalan dipasang dinas terkait. Bahkan, mulai dari simpang kantor bupati hingga sepanjang jalan menuju beberapa desa di Blang Pegayon, nyaris tak ada lampu penerangan jalan yang
dipasang, kendati jalan tersebut merupakan ruas yang vital dan terbilang ramai dilewati warga. Awalnya, sambung Salam, warga Blang Pegayon, kami berharap kondisi gelap gulita ketika memasuki malam hari itu hanya terjadi pada bulan biasa saja, namun anehnya karena tak ada yang peduli, kondisi gelap gulita itu terus terjadi sampai memasuki bulan Ramadhan. “Di desa kami ini, meski banyak tiang listrik PLN yang terpasang mulai dari jalan Cinta Maju-Kuta Bukit dan jalan Kuta Bukit-Porang, namun tak ada satu pun lampu penerangan jalan yang dipasang dinas terkait,” tutur Kasim, warga Blang Pegayon lainnya.
Padahal, suasana terang di malam hari sangat dibutuhkan warga Blang Pegayon, masalahnya di malam hari banyak warga yang beribadah mulai dari taraweh, witir hingga tadarus, namun karena kondisi di desa gelap gulita karena tak adanya lampu penerang jalan, sebagian warga mulai enggan keluar rumah, apalagi untuk beribadah. Kondisi ini jelas sangat tidak menguntungkan dan perlu diperhatikan dinas terkait. Pasalanya, setiap pelanggan listrik dalam setiap bulan dikenakan biaya beban untuk pemasangan lampu jalan raya, namun anehnya lampu jalan yang sangat diharapkan warga itu masih sebatas mimpi. (b26)
Waspada/Gito Rolies
KAJATI Aceh TM Syahrizal bersama istri sedang menabur bunga di makam pahlawan Peuniti Banda Aceh dalam rangka Hari Bhakti Adhyaksa ke-53 tepatnya tanggal 22 Juli.
Pekan Depan Unsyiah Umumkan Pemilik 1.200 Kursi BANDA ACEH (Waspada): Pekan depan, Universitas Syiah Kuala akan mengumumkan nama-nama mahasiswa yang lulus Ujian Masuk Bersama-Perguruan Tinggi (UMB-PT) tahun 2013. Ujian tulis yang berlangsung Minggu (21/ 7) berjalan lancar. Ujian tulis tersebut diikuti 4.334 lulusan SMA yang harus bertarung guna memperebutkan 1.200 kursi yang tersisa di Unsyiah melalui jalur tersebut. “Pengumuman kelulusan akan dilakukan pada 28 Juli 2013,” kata Kepala Humas Unsyiah, Dr Ilham Maulana, kemarin. Jumlah 4.334 peserta itu terdiri dari 1.159 pendaftar untuk kelompok IPA, 1.108 pendaftar kelompok IPS, dan 2.067 pendaftar kelompok campuran. “Mereka akan memperebutkan sekitar 1.200 kursi yang tersisa untuk mahasiswa baru Unsyiah tahun 2013. Jumlah tersebut adalah 20 persen dari kuota total mahasiswa baru Unsyiah tahun ini,” tutur dosen FMIPA Unsyiah ini. Kata dia, guna mengawasi ujian tersebut, pihaknya menerjunkan 417 pengawas yang terdiri dari dosen dan pegawai di lingkungan Unsyiah untuk menjadi pengawas pada UMBPT tersebut. Ujian tulis jalur UMB-PT hanya dilakukan satu hari saja, guna menguji Test Nalar Sains, Test Nalar Matematika dan Bahasa serta Tes Nalar Ilmu Sosial. Pelaksanaan Ujian Masuk
Bersama (UMB) di beberapa lokasi dalam kampus Unsyiah ini berlangsung lancar. Tim Unsyiah yang dipimpin oleh Rektor Unsyiah Samsul Rizal ikut memantau langsung ujian tulis tersebut. Penerimaan 1.200 mahasiswa melalui jalur UMB-PT atau 20 persen dari kuota yang tersedia, guna melengkapi 80 persen dari jumlah mahasiswa baru Unsyiah telah diterima melalui jalur Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SNMPTN) dan Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN). Sementara pendaftaran seleksi calon mahasiswa melalui Jalur Mandiri Universitas Syiah Kuala (JMU) kembali dibuka. JMU adalah salah satu bentuk seleksi calon mahasiswa melalui ujian tulis dan keterampilan khusus bagi program studi tertentu. Dia menyebutkan, berbeda dengan tahuntahun sebelumnya, JMU pada Tahun 2013 ini, hanya untuk penerimaan mahasiswa baru untuk Program Studi Diploma 3. “Pelaksanaan ujiannya pun langsung dilakukan oleh masingmasing fakultas,” jelasnya. Sedangkan fakultas yang menerima mahasiswa baru Diploma Tiga (D3) adalah: Fakultas Ekonomi, Fakultas Kedokteran Hewan, Fakultas Teknik, Fakultas Pertanian dan Fakultas MIPA. “Pendaftaran untuk jalur ini secara umum telah dapat dilakukan mulai 1 Juli sampai 19 Agustus nanti,” papar Ilham. (b07)
FKMB Aceh Di Medan Berbuka Puasa Bersama MEDAN (Waspada) : Ratusan warga Bireuen, Aceh, yang tergabung dalam Forum Komunikasi Masyarakat Bireun (FKMB) di Medan, melaksanakan acara berbuka puasa bersama di Grand Jamee Jalan Merpati Medan, Jumat (19/7) malam. Ketua FKMB Lukmanul Hakim dalam kata sambutan singkat sebelum acara berbuka puasa menyatakan, silaturahmi bersamaan acara berbuka puasa dinilainya cukup penting, masyarakat Bireun di Medan tergolong cukup banyak. Dapat dimaklumi, mereka sangat sibuk ada yang berprofesi pelaku ekonomi, kalangan eksekutif maupun legislatif yang menyebar di kota Medan. “Melalui silaturahmi dapat menjalin keakraban dan kekompakan,” kata Lukman. Hal itu, menurut dia, sebagai orang Bireun dan warga Aceh yang berjumlah lebih kurang 320 ribu di Medan/Sumut pasti ada keterikatan emosional antara satu dengan lainnya. Untuk itu dia perkenalkan beberapa calon legislatif (Caleg) DPR RI asal Aceh Bireun di Medan, antara lain Akbar Himawan Bukhari dari Partai Golkar Dapil I Sumut. Keluarga besar Kurnia Grup dan Ismail Syah Pardan, Caleg
DPRD Sumut dari NasDem Dapil Sumut 2 (Medan B). Dia yakin warga Aceh di Sumut/ Medan akan membantunya. Hadir pada kesempatan itu Ketua Umum DPP Aceh Sepakat Sumut HM Husni Mustafa, Dewan Musapat (DM) Aceh Sepakat Prof Dr Ir H Bustami Syam, unsur pengurus Zulham bersama penasihat FKMB Suryadin Noernikmat, bendahara FKMB Ridwan Yusuf bersama tokoh masyarakat lainnya. Ustadz Muniruddin dalam tausiah Ramadhan mengajak kaum muslimin agar meningkatkan amal-amal ibadah selama bulan suci Ramadhan 1434 H, sebagaimana pesan dari Rasulullah Muhammad SAW. Ibadah Ramadah yaitu ibadah khusus yang nilai fahalanya cukub besar, karena keikhlasan orang-orang berpuasa Ramadhan, Allah SWT menjamin hambanya masuk syurga. “Demikiian juga kaum muslimin yang selalu mencintai membaca dan mempelajari isi kandungan kitab suci Alquran terutama dalam bulan suci Ramadhan, Allah juga akan mengampuni dosa-dosa mereka,” kata ustadz. (m32)
Bumi Gayo Bergetar, Wartawan Menutur Kisah TUMPUKAN longsor masih berserakan di jalan. Sangat sukar dilintasi. Jangankan kendaraan roda empat, sepeda motor saja begitu sulit. Bila tidak lihai, bisa jadi menambah daftar korban. Namun demi menyuarakan jeritan rakyat Gayo yang diamuk gempa, tantangan itu harus dihadapi. Belum lagi alam yang tidak bersahabat, guncangan bumi masih terasa. Semakin ke pusat gempa, kian kuat tanah bergetar. Bebatuan terus menerus turun dari gunung. Saling berebut bersama pasir menuju dasar. Kaki terasa dingin, keringat menembus, iklim yang sejuk menjadikan jaket bagaikan es. Walau terasa gemetar, kamera di tangan harus diaktifkan. Kisah itu bermula, Selasa 2 Juli 2013, cuaca begitu cerah. Jam di tangan menunjukan angka 14:37. Sebelumnya tak ada tanda buruk. Namun, seketika bumi berguncang. Suasana berubah drastis, semula tenang kemudian mencekam. Belakangan diketahui gempa bumi itu berkekuatan 6,2 skala richter (SR). Berlokasi: 4.70 LU, 96. 61 BT (35 km Barat Daya, Bener Meriah). Berada di kedalaman 10 kilometer di wilayah darat pedalaman Provinsi Aceh (Aceh Tengah dan Bener Meriah). “Ketraak... Ketum...Ge duum.” suara ‘perut’ bumi memuntahkan semburan tanah
bercampur pasir berdebu berloncatan ke atas. Sekilas hentakan itu bak peluru bedil. Mengejutkan penduduk. Bahkan, tekanan ‘gas alam’ ini nyaris mencapai 2 meter ke udara.Walau fenomena ini hanya berlangsung dalam hitungan detik, namun tanah bergemeretak seperti gelombang air menghentak ke permukaan. Begitulah awal mula pengalaman penulis saat merasakan detik-detik dahsyatnya hentakan gempa tektonik ketika sedang melintasi sebuah jalur alternatif di Kampung Mongal, Paya Tumpi, Aceh Tengah. Selanjutnya, tak berselang lama, teriak histeris warga menggema di mana-mana. Sebagian bangunan rubuh. Ribuan manusia berhamburan ke luar rumah. Dua gadis yang mengendarai sepeda motor terjatuh. Di sisi lainnya, seorang warga berlari tergopoh-gopoh, membawa anaknya yang masih balita dengan kondisi berlumuran darah. Kepalanya tertimpa reruntuhan rumah. “Tolong...Tolooong...Tolongin anak saya. Anakku..anakku. Sadar nak, sayangi bapak,” kata seorang warga Kp. Mongal, haru. Kemudian dengan bantuan tetangga dilarikan ke medis terdekat. Setelah mengambil beberapa jepretan foto, penulis mulai mengitari Kota Takengen. Getaran gempa susulan masih kuat
Waspada/Irwandi MN
SARANA transportasi yang menghubungkan Jerata menuju Bah, Ketol. Jalur di sana retak dan putus paska gempa terasa. Puluhan rumah di sepanjang jalan tampak retak, rusak serta ada yang rubuh. “Ya Allah apakah dunia sudah kiamat. Bagaimana dengan nasib keluarga dan anakku? Apakah saya harus terlebih dahulu membuat laporan (berita) atau segera balik ke rumah
(berjarak 6,5 km dari arah kota),” kata bhatin penulis. Tiba-tiba handphone berdering. “Isi ko win? Kune kondisimu, aman ke ko. Di mana kamu nak? Bagaimana kondisimu. Apa kamu aman,” tanya Bahtiar Gayo, wartawan Waspada Aceh Tengah. Di sisi lain, penulis berupaya
mengabarkan situasi gempa ke redaktur Waspada Aceh, Muhammad Zeini Zen di Medan. Meski jaringan selular putusputus, namun hubungan telepon akhirnya tersambung. “Ok saya tunggu laporannya. Utamakan keluarga,” kata redaktur Waspada saat itu.
Malamnya, sekira pukul 21:05 dan 22:40 gerakan bumi kembali terjadi. Di bawah curah hujan terdengar tangis anakanak. Sebagian warga melantunkan ayat suci Alquran. Bahkan hingga fajar menyingsing tidak sekejap pun mata bisa dipicingkan. Lelah dan trauma. Mayoritas warga mengungsi. Hari kedua, Rabu (3/7), dengan ucapan ‘basmallah’ penulis meninggalkan anak istri menuju lokasi pusat gempa. Bahtiar Gayo menginstruksikan penulis untuk mengecek kondisi dampak gempa di daerah Silih Nara yang berbatasan langsung dengan Blang Mancung, Ketol (lokasi pusat gempa, berjarak sekitar 50 km dari arah kota). Demikian di area titik gempa lain di Bener Meriah, tugas peliputan dipercayakan kepada Khairul Akhyar, wartawan Waspada wilayah tugas Redelong. Berbekal, 2 liter minyak bensin tambahan yang mengantung dalam jerigen kecil di sayap sepeda motor, penulis mulai bergerak menjalankan tugas jurnalistik dari satu perkampungan menuju pemukiman lainnya di Silih Nara. Jalur menuju ke sana belumlah aman. Bebatuan dan butiran tanah berpasir masih terlihat turun dari arah penggunungan. Di sana-sini sarana retak dan terbelah, sebagian titik tertimpa pohon tumbang. Namun perjalanan terus dilanjutkan.
“Urungkan saja niatnya untuk menuju Belang Mancung, Kp. Bah atau Serempah. Seluruh jalur menuju ke sana sudah putus. Badan jalan telah terbawa longsor. Jatuh amblas ke jurang. Apalagi dari informasi kami terima, daerah di sana (Ketol) juga lebih parah dari tempat ini,” sebut Jasli, warga Jaluk yang akhirnya memandu Waspada hingga sampai di titik jalan terputus. Sulitnya menerobos Ketol via Silih Nara tak membuat Waspada pasrah. Penulis balik ke arah kota untuk kembali melakukan koordinasi dengan ‘pimpinan’ Waspada Aceh Tengah (Bahtiar Gayo-red) sekaligus melaporkan data yang telah dihimpun sebelumnya. Selanjutnya dibahas bagaimana mencari jalur alternatif menembus Kec. Ketol, terutama Serempah dan sekitarnya. Kemudian diputuskan petualangan kembali dilanjutkan, diujicoba dengan melintasi daerah Kute Panang. (Kec. Kute Panang atau Silih Nara ini sendiri merupakan wilayah terdekat dari dan ke menuju Ketolred) “Makan siang dulu sebelum berangkat. Isi perut. Jangan sampai sakit. Tugas besar menanti kita,” ucap Bahtiar Gayo berpesan dan masih terkenang di hati penulis. Namun karena pertimbangan waktu ajakan makan ini seperti terlupakan.
Waktu itu jam sudah menunjukan sekira pukul 15:00. Meski lelah, penulis kembali melaju kendaraan menuju lokasi terisolir Ketol, namun kini via Kute Panang. Namun ternyata, area di sana juga begitu memprihatinkan. Dampak gempa bumi telah meluluhlantakkan infrastruktur milik warga maupun pemerintah. Ribuan penduduk mengungsi di bawah tenda seadanya. “Ini sudah sore sebentar lagi sudah malam. Kami kira tidak mungkin lagi bisa menuju ke Belang Mancung, Bah atau Serempah. Apalagi di sini selain aktivitas gempa masih sering terjadi juga banyak jalan tertutup tanah serta retak. Berbahaya bagi pengguna jalan,” kata Rus Aman Resti, warga Pantan Jerik, Kute Panang. Perlahan motor tua yang ditunggangi penulis akhirnya melesat meninggalkan Kute Panang. ‘Kuda besi’ ini seperti tak mau lagi berjalan saat melewati pendakian di area pengunungan maupun perkampungan. Kendaraan ini walau benda mati, bagaikan merasakan derita manusia yang ditinggalkannya. Ada yang masih dibalut trauma dan sebagian di antara mereka bermandikan darah. Belum memiliki tempat tinggal, setelah seluruh harta bendanya m u s n a h “d i t e l a n” a l a m . Bersambung….. Irwandi MN.
Aceh
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Kios Di Pidie Dibongkar Paksa
Oknum TNI Hajar Warga Pijay SIGLI(Waspada):SeorangoknumanggotaTNIAD,darikesatuan Kipan A 113 Lamteuba, Aceh Besar, berinisial Praka RI, 30, Sabtu (20/7) sekira pukul 15:30, menganiaya Muzakir Bin MYunus, 36, warga Desa Ara, Kecamatan Bandar Baru, Pidie Jaya. Kasus itu terjadi di pinggir jalan Banda Aceh-Medan, tepatnya di kilometer 133, Simpang Poroh, Kecamatan Bandar Baru. “Kasus ini sudah ditangani POM TNI AD,” kata Kapolres Pidie AKBP Sunarya, Minggu (21/7). Sunarya mengungkapkan, kejadian itu bermula pada saat Muzakir hendak pulang ke rumah orang tuanya dengan menggunakan mobil ke Desa Ara, Kecamatan Bandar Baru, Pidie Jaya. Sesampainya di Tempat Kejadian Perkara (TKP), mobil yang dikendarai Muzakir dihadang RI. Tanpa basa-basi karena sudah kesal, Praka RI langsung melayangkan bogem ke arah Muzakir. “Kasus ini diduga karena persoalan utang. Dan sekarang sudah ditangani Sub Denpom,” ujar Kapolres Pidie AKBP Sunarya. (b10)
Personel KIP Abdya Harus Bebas Intervensi
Waspada/Muhammad Riza
BLANGPIDIE (Waspada) : Sejumlah pengurus partai politik peserta pemilu di Kabupaten Aceh Barat Daya mengharapkan agar para anggota Komisioner KIP Abdya yang baru memiliki kinerja yang bebas intervensi dan tidak di bawah pengaruh dari partai politik tertentu, apalagi selama ini kondisi politik di Abdya dinilai rentan terhadap intervensi kekuasaan serta kelompok tertentu sehingga pelaksanaan Pemilu di Abdya dianggap bakal memiliki potensi konflik lebih besar, bilamana anggota KIP tidak menjalankan fungsi secara independen. “Kita berharap agar KIP Abdya yang baru, tidak di bawah pengaruh ataupun intervensi pihak tertentu, namun tetap menunjukkan kinerja yang profesional dan independen,” tutur Samsul Bahri, Ketua DPC Partai Bulan Bintang (PBB) Abdya, Minggu (21/7). Ketua KIP Abdya yang baru, M Jakfar menyatakan sikap seriusnya untuk bekerja secara independen dan profesional, dirinya juga optimis akan menyelesaikan sejumlah tahapan kerja pemilu legislatif yang saat ini telah berjalan. Bupati Abdya Jufri Hasanudin pada Kamis (18/7) lalu melantik dan mengambil sumpah anggota KIP Abdya yang baru periode 2013 - 2018 yang terdiri dari M Jakfar, Said Maskur, Hasbi, Elvita dan Muhammad Zikri. (cb05)
Sajidin Pesijuk Hadiah Utama Gebyar Simpeda Bank Aceh SUBULUSSALAM (Waspada): Sajidin, Pimpinan Bank Aceh Cabang Subulussalam pesijuk hadiah utama Gebyar Simpeda Bank Aceh XII tahun 2012/2013 berupa mobil Alvard di halaman Kantor Bank Aceh Cabang Subulussalam Jalan T.Umar, Kec. Simpang Kiri, Jumat (19/7). Selain sejumlah putra dan istri Ranab Bancin (alm), nasabah yang memperoleh hadiah utama dan segenap karyawan/karyawati PT Bank Aceh setempat, hadir di sana, ustadz Sabaruddin, memimpin doa selamat. Ikut menepungtawari, Banurea, istri Ranab Bancin yang tampak meneteskan air mata. “Acara tepung tawar (pesijuk) pemakaian perdana hadiah utama gebyar Simpeda Bank Aceh ke-12 tahun 2012/2013 yang diperoleh almarhum Haji Ranab Bancin, nasabah Cabang Subulussalam,” ujar Sajidin pada acara pesijuk, memastikan, 27 Juni 2013 di Banda Aceh hadiah utama tersebut telah diserahterimakan Dirut PT Bank Aceh Busyra Abdullah melalui salah seorang ahli waris Ranab Bancin, Denny Bancin. (b28)
Wifi Taman YPKM Meureudu Ramai MEUREUDU (Waspada) : Selama Ramadhan, Taman Lapangan YPKM (Yayasan Pembangunan Kewedanaan Meureudu) Kecamatan Meureudu, Kabupaten Pidie Jaya ramai dikunjungi. Pasalnya, di tempat ini menyediakan hot spot layanan internet yang dapat diakses secara gratis. “Saya banyak menghabiskan waktu selama Ramadhan di TamanLapanganYPKMMeureuduyangdilengkapidenganlayanan internet gratis,” ujar Rahmad, mahasiswa Universitas Jabal Ghafur (Unigha) Gle Gapui, Sigli, Kampus B Meureudu, Minggu (21/7). Ia berharapsemogalayananinternetdiTamanLapanganYPKM Meureudu selalu konnec dan terjaga wifinya, bagi pengunjung hendaknya dapat memanfaatkan akses internet gratis. (b09)
BSM Buka Puasa Bersama Anak Yatim SIGLI (Waspada): Bank Syariah Mandiri (BSM) Cabang Sigli, menggelar buka puasa bersama anak yatim, Jumat (19/7). Kegiatan itu juga diisi ceramah singkat tentang makna bulan suci Ramadhan. Sebelum memasuki acara puncak berupa buka puasa bersama, kegiatan itu awali dengan penyerahan santunan bagi 26 anak yatim, berupa uang tunai dan paket lebaran. Lalu dilanjutkan dengan ceramah singkat yang disampaikan pimpinan cabang BSM Sigli, Dennie Hartanto. Dalam tausiyahnya di hadapan anak-anak yatim dan karyawan/karyawati BSM, Dennie menyampaikan bulan Ramadhan bukanlah bulan biasa. Terbukti, banyak umat Islam yang berlomba-lomba berbuat baik untuk sesama, dengan harapan mendapatkan pahala dan ridho dari Allah SWT. Usai mendengarkan ceramah singkat tersebut, sambil menunggu detik-detik berbuka puasa, acara dilanjutkan dengan kegiatan quis Ramadhan dengan peserta anak-anak yatim yang diundang tersebut. Berbagai hadiah diberikan kembali oleh BSM Sigli, kepada anak-anak yatim yang bisa menjawab pertanyaan dari panitia. (b10)
Waspada/Muhammad Riza
ANAK yatim dari Desa Kampong Asan, Kota Sigli, Kabupaten Pidie foto bersama dengan pimpinan cabang dan karyawan/ karyawati Bank Syariah Mandiri (BSM) Sigli, usai buka puasa bersama, Jumat (19/7).
Tiba (flight, asal, waktu)
Garuda Indonesia
GA 0278 Medan GA 0142 Jakarta/Medan GA 0146 Jakarta/Medan
Lion Air
JT 304 Jakarta JT 306 Jakarta/Medan JT 396 Jakarta/Medan
Sriwijaya Air
SJ 010 Jakarta/Medan
Air Asia
QZ 8023 Medan AK 1305 Kuala Lumpur *
Fire Fly
FY 3401 Penang* * Setiap Senin, Rabu, Jumat dan Minggu.
Berangkat (flight, tujuan, waktu)
07:05 10:45 14:50
GA 0279 Medan GA 0143 Medan/Jakarta GA 0147 Medan/Jakarta
07:45 11:3 0 15:45
11:35 15:55 21:30
JT 397 Medan/Jakarta JT 307 Jakarta JT 305 Medan/Jakarta
06:00 12:15 16:35
12:50
SJ 011 Medan/Jakarta
13:35
12:00 11:20
QZ 8022 Medan AK 1306 Kuala Lumpur*
12:25 11:45
14:00
FY 3400 Penang*
14:20
B11
PEDAGANG sedang memindahkan barang dagangannya saat petugas Satpol PP Kabupaten Pidie membongkar kios yang didirikan pada pagar kantor bupati setempat, yang membuat pemandangan kantor di daerah itu selama ini kumuh, Sabtu (20/7)
Surat Wali Kota Langsa Bertentangan Dengan Aturan LANGSA (Waspada): Yayasan Dayah Bustanul Ulum (YDBU) merupakan lembaga yang berbadan hukum sesuai dengan No.AHU:5278.AH.01.04 tahun 2010, yang dilindungi peraturan perundangundangan yang berlaku dan peraturan pemerintah RI tentang yayasan sebagai dasar pedoman penyelenggaraan yayasan. Demikian dikatakan Marjoko, advokat YDBU menyikapi surat Wali Kota Langsa soal pertemuan baru-baru ini dengan anggota Komisi Nasional Pendidikan dalam rangka menyelesaikan permasalahan Madrasah Ulumul Quran (MUQ) Kota Langsa kepada wartawan, Minggu (21/7). Menurutnya, sesuai dengan undang-undang, yayasan berhak mewakili kepentingan yayasan di luar dan di dalam pengadilan adalah Ketua Badan PengurussehinggasuratWaliKotaLangsa Nomor 005/1662/2013 yang mengundangindividualpersonel yayasan adalah bertentangan dengan aturan yang berlaku.
“Permasalahan di MUQ Langsa adalah persoalan internal yayasan. Juga perlu disampaikan bahwa selama ini proses belajar mengajar di MUQ tersebut masih berjalan sebagaimana biasanya, tidak perlu dicampuri oleh pihak manapun,” katanya. Dijelaskan Marjoko, selama ini Komisi Nasional Pendidikan (Komnasdik) tidak pernah mengkonfirmasi kehadirannya kepada YDBU Langsa. Bahwa tidak melaporkan keberadaannya memasuki lembaga MUQ Langsa kepada pihak yayasan. “Komnasdik bukanlah lembaga yang memiliki tugas pokok, fungsi dan wewenang untuk mengatur sistem dan manajemen pendidikan yang diberikan oleh undang-undang sehingga eksistensi Komnasdik yang mencampuri masalah internal MUQ. Ini merupakan perbuatan yang bertentangan dengan hukum dan peraturan perundang-undangan yang berlaku,” tegasnya. Kemudian, terkait aksi perusakan fasilitas MUQ Langsa oleh oknum yang diduga diprovokasi pihak tertentu beberapa bulan lalu adalah tindakan kontradiktif dalam proses belajar mengajar di MUQ. Persoalan perusakan ini sudah dilaporkan ke pihak
berwajib untuk diproses secara hukum sehingga diharapkan dapat ditemukan aktor-aktor intelektual yang berada di belakang aksi itu. Untuk itu, YDBU akan mengambil langkah hukum terhadap pihak-pihak yang melakukan tindakan yang merugikan MUQ demi pembenahan manajemen dan administrasi di MUQ. Kepada semua pihak untuk melihat persoalan ini dengan jernih dan objektif serta memberikan dukungan kepada yayasan dalam rangka pembenahan sistem dan administrasi MUQ Langsa. “Meminta Wali Kota Langsa untuk menghormati kaidah hukum yang berlaku terhadap YDBU Langsa dan mendukung proses belajar mengajar di MUQ, seterusnya mendukung proses hukum terhadap pihakpihak yang telah mengganggu proses belajar mengajar di MUQ. Kemudian, jajaran pengurus YDBU akan mengambil langkah-langkah hukum terhadap penguasaan aset yayasan yang masih di bawah penguasaan dan kekuasaan pihak lain secara pribadi dan memastikan akan mengembalikan aset itu ke dalam harta kekayaan YDBU Langsa,” paparnya. (m43)
Anggota DPR: Jaga NKRI TAKENGEN (Waspada): Dalam penyampaian empat pilar berbangsa dan bernegara, Raihan menekankan agar masyarakat tidak mudah emosi dan terprovokasi, apapun masalah yang dihadapi dan yang penting menjaga NKRI. Hal ini seperti yang dikatakan anggota DPR-RI asal Aceh dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Raihan Iskandar saat melakukan silaturahim, sosialisasi empat pilar berbangsa dan buka puasa bersama, di Desa Damar Mulyo, Kecamatan Atu Lintang dan beberapa lokasi di daerah yang terkena dampak gempa di Kabupaten Aceh Tengah dan Bener Meriah, Minggu (21/7).
“Terutama sekali yang berhubungan dengan negara. Memang banyak masalah yang dihadapi masyarakat. Tapi masalah itu bukan untuk dicaci, tapi untuk dicarikan solusi,” terang Raihan. Dicontohkan Raihan, jangan sedikit-sedikit ada masalah bubarkan lembaga ini, bubarkan lembaga itu. Sebagai contoh, misal ada oknum anggota dewan yang berbuat salah. Kemudian masyarakat ramairamai meminta membubarkan DPR, atau ada oknum TNI/Polri yang berbuat salah, kemudian minta juga TNI/Polri dibubarkan. Ditambahkan, kalau semua
dibubarkan apa bentuk negara ini? Negara ini sudah ada aturannya, tidak bisa hanya karena oknum pejabat tertentu kemudian lembaga tersebut harus dibubarkan. Dijelaskannya, jika ada oknumberbuatsalah,makaok-num tersebutyangharusdiadilidengan seadil-adilnya sesuai de-ngan peraturan dan perundangundangan yang berlaku. Banyak cara untuk menyelesaikan masalah, salah satunya lakukan komunikasi, jangan putus komunikasi. “Kita lihat pengalaman Aceh selama 30 tahun, kita putus komunikasi. Dengan komunikasi juga akhirnya bisa diselesaikan,” ungkap Raihan. (b33)
Akademi Komunitas Didirikan Di Langsa LANGSA (Waspada): Dalam waktu dekat ini, di Kota Langsa akan didirikan Akademi Komunitas (AK) setingkat Diploma II (Di-II) yang bertujuan untuk menampung para pemuda tamatan SMA/SMK/sederajat yang ingin melanjutkan pendidikan dan menambah skill (keterampilan) di bidang keteknikan. Demikian dikatakan Kadis Pendidikan Kota Langsa Jauhari Amin, kepada wartawan, Sabtu (20/7) usai mengikuti pertemuan dan rapat koordinasi dengan Dikti dan Kemendikbut membahas tentang pendirian AK di Langsa bersamaWakilWali Kota Langsa Marzuki Hamid dan koordinator AK Tgk Abdullah Gade di Hotel Safir Yogyakarta, 15-17 Juli 2013. Menurutnya, Langsa sudah mendapat izin Dikti dan Kemendikbud untuk membuka Akademi Komunitas untuk Prodi Pengelasan dan Kelistrikan yang menampung ratusan siswa. Untuk proses pembangunan, selama 3 tahun ini AK Langsa ini di bawah pembinaan Politeknik Lhokseumawe sambil menunggu penyerahan aset untuk pelaksanaan gedung yang representatif. Jadi untuk sementara kita pakai gedung eks PGRI. “Diharapkan dalam waktu 3 tahun ini AK Langsa di bawah pembinaan Politeknik bisa menjadi AK yang mandiri. Sementara untuk dua Prodi PengelasandanKelistrikanyangada, prodi lainnya dapat diusulkan sesuai kebutuhan daerah dengan waktu berjalan,” katanya. Untuk dosen, selama dalam pembinaan itu dipadukan dari
Jauhari Amin, Kadis Pendidikan Langsa
Politeknik Lhokseumawe dengan dosen-dosen dari Langsa dan guru-guru SMK yang memiliki kualifikasi untuk itu, sesuai yang dibutuhkan. “Saat ini kita lagi melakukan penyusunan RAP, jadwal bersama Politik Lhokseumawe, karena September ini Akademi Komunitas Langsa sudah harus berjalan. Maka, Senin ini kita akan duduk dengan tim dari Politeknik Lhokseumawe,” sebutnya. Pada kesempatan itu, Jauhari, atas nama Pemko Langsa mengucapkan terima kasih kepada Dikti dan Kemendikbut yang memberikan persetujuan untuk didirikan Akademi Komunitas ini. Menurutnya, dari 25 AK yang sudah berdiri di 25 kab/kota di Indonesia, Kota Langsa salah satunya. “Di samping itu, pada 2014 nanti Wali Kota dan Wakil Wali Kota Langsa akan membangun sekolah boarding school, TK/ SD terpadu dan SMK kesehatan yang sedang berjalan saat ini.
Sekarang masih dalam proses administrasi lahan 5 ha di pusat pendidikan di Maurandeh,” ungkap Jauhari. Sementara tim pembina Politeknik Lhokseumawe, Nanda menjelaskan, AK ini bentuk pendidikan baru sesuai amanat UU No.12 tahun 2012 tentang Akademik Komunitas (AK). Setelah itu diperkuat dengan Permendikbud, jadi untuk tahap awal sebelum AK berdiri sendiri, oleh Dikti AK Langsa dibina Politeknik Lhokseumawe bekerjasama dengan Pemko Langsa untukmembinacalon-calonkurikulum sesuai pelaksanakan AK, sampai mampu berdiri sendiri. “Begitu juga soal pendanaan, dana dari Kemendikbud ditumpangkan di Politeknik Lhokseumawe melalui DIPA, begitu juga pertanggungjawaban Politeknik yang melaporkannya. Namun begitu, Dikti juga mengharapkan nantinya ada dana operasional melalui dana sharring dari Pemko Langsa. Setelah dianggap mampu, Dikti akan membentuk manajemen AK, baru kemudian dibangun gedung yang representatif,” katanya. Dijelaskan Nanda, target yang ingin dicapai terbentuknya AK ini, karena selama ini pendidikan menengah kita SMA/ SMK masih jauh dari yang diharapkan untuk bisa masuk ke dunia kerja. Sedangkan SMK yang punya skill masih sedikit masuk ke dunia kerja, sementara SMA tidak punya skill dan sulit masuk kerja. Selanjutnya, yang terserap ke perguruan tinggi sendiri hanya mampu 30 persen tamatan SMA. (m43)
SIGLI (Waspada): Sejumlah lapak kios yang didirikan di pagar Kantor Bupati Pidie, Sabtu (20/7) dibongkar paksa oleh petugas Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) daerah setempat. Asisten Pemerintahan Setdakab Pidie T Anwar didampingi Kasat Pol PP/WH Sabaruddin menjelaskan, sebelum dilakukan pembongkaran, pihaknya telah memberikan surat peringatan. Namun hal tersebut tidak digubris para pedagang. “Kita sudah beberapa kali memberitahukan kepada pedagang supaya kiosnya dibongkar dan barang-barangnya dipindahkan. Namun mereka tetap tidak mau bongkar, malah tadi saat kita mau bongkar juga mendatangi rumah mereka supaya bisa membongkar. Tetapi mereka juga tidak mau datang. Hanya beberapa orang saja yang datang membongkar,” kata Anwar. Anwar menegaskan kios dan lapak yang selama ini didirikan pada pagar kantor Bupati Pidie tersebut tidak ada izin. Namun selama ini Pemkab Pidie tidak bersikap tegas karena masih memberi kesempatan secara baik-baik kepada pedagang untuk membongkar sendiri. Namun upaya itu ternyata tidak direspon para pedagang sehingga dilakukan upaya bongkar paksa. “Mereka tidak kita bolehkan lagi berjualan
di kawasan kantor bupati. Mereka boleh mencari tempat lain untuk berjualan. Kita juga punya kawasan kantin resmi di belakang kantor Bappeda,” katanya. Saat pembongkaran kios, tidak ada perlawanan dari pedagang. Para pedagang malah tidak ada yang hadir untuk mengangkut barangbarangnya. Pada bagian lain satu unit alat berat berupa buldozer digunakan Pemkab Pidie untuk membangun jalan di sekitar kantor orang nomor satu di daerah itu. Beberapa warga dan pegawai kantor bupati yang kebutulan menyaksikan pembongkaran kios dan lapak tersebut, berpendapat pada satu sisi tindakan Pemkab Pidie membersihkan kioskios tersebut sangat baik karena kantor tersebut telah terlihat bersih dan tidak kumuh. Namun pada bagian lain, mestinya Pemkab Pidie memberi tempat lain di dalam kawasan Kantor bupati Pidie supaya para pedagang itu dapat berusaha. “Tindakan Pemkab Pidie sangat baik karena ingin membuat kantor bupati supaya tidak kumuh dengan membongkar kios-kios tersebut. Tetapi maunya juga diberikan tempat atau lapak lain dalam kawasan ini untuk para pedagang itu berusaha,” jelas Mukti, warga Tangse. (b10)
DPRK Lhokseumawe Anggarkan Rp182 Juta Beli 26 Ipad LHOKSEUMAWE (Waspada): Anggota DPRK Lhokseumawe pada 2013 telah menganggarkan dana mencapai Rp182 juta untuk pengadaan Ipad sebanyak 26 unit. Satu dari 26 Ipad tersebut diberikan kepada Sekretaris Dewan (Sekwan). Per unit Ipad dibandrol Rp7 juta. “Ada informasi yang kami dapatkan di lapangan, pada tahun anggaran 2013, para anggota dewan dengan sengaja telah menganggarkan dana Rp182 juta untuk membeli 26 unit Ipad. Seharusnya, Ipad tidak dibutuhkan lagi oleh para dewan karena selama ini mereka telah memiliki handphone, bahkan ada di antara mereka yang mempunyai dua unit sekaligus. Kami menilai, anggota dewan Kota Lhokseumawe rakus, makanya mereka rela menguras uang rakyat,” kata Jimbron, Direktur Eksekutif Reuncong Aceh, Minggu (21/7). Seharusnya, sambung Jimbron, dana Rp182 juta dapat membantu membeli beberapa kebutuhan masyarakat miskin atau dapat diberikan sebagai santunan lebaran Idul Fitri 1434 H kepada kaum dhuafa, per dhuafa diberikan Rp150. 000. Itu artinya, para anggota dewan ter-hormat selama ini memang tidak memikirkan rakyatnya dan
cenderung lebih memikirkan diri mereka sendiri. “Tidak optimal pekerjaan dilakukan dengan Ipad, pekerjaan dapat dilakukan dengan laptop dan itu dikerjakan di kantor. Ipad itu dibeli hanya untuk memperturutkan hawa nafsu untuk gagahgagahan. Membeli Ipad demi untuk pekerjaan hanya sebuah dalih,” katanya. Ridwan Jalil, Sekretaris Dewan (Sekwan) DPRK Lhokseumawe saat dikonfirmasi kemarin membenarkan adanya rencana pengadaan pembelian 26 unit Ipad. Ridwan mengatakan, Ipad sangat dibutuhkan oleh para anggota dewan sebagai alat kerja dan alat kerja tersebut dibutuhkan sesuai perkembangan zaman. “Nggak mungkinlah anggota dewan sekarang pakai mesin tik atau komputer, Ipad lebih memudahkan lagi pekerjaan para dewan,” kata Ridwan Jalil. Ridwan mengaku tidak tahu berapa anggaran yang diplot pada tahun 2013 untuk membeli 26 unit Ipad. Untuk mengetahui anggaran Ipad harus membuka APBK tahun 2013. Ridwan juga mengaku, pengadaan Ipad sedang dalam proses, pengadaan Ipad sama sekali tidak menguras uang rakyat, karena Ipad memang sudah menjadi sebuah kebutuhan. (b18)
Pedagang Langgar Seruan Muspida MEUREUDU (Waspada) : Tampaknya para pedagang musiman yang menjual penganan untuk berbuka puasa di bulan Ramadhan 1434 Hijriah tahun ini masih tetap saja membandel dengan tidak mengindahkan larangan seruan bersama Muspida Pidie Jaya. Hingga Ramadhan hari keduabelas, Minggu (21/7), ternyata masih ada di antara pedagang penganan berbuka puasa musiman yang tetap saja melanggar seruan bersama yang dikeluarkan oleh pemerintah. Bentuk seruan baik yang dikeluarkan Muspida Provinsi Aceh maupun Muspida Kabupaten Pidie Jaya dan kecamatan, bertujuan untuk kesempurnaan pelaksanaan ibadah puasa di bulan Ramadhan, ternyata belum berjalan sesuai yang diharapkan karena masih ada pedagang
yang perlu ditertibkan, bahkan diambil tindakan tegas bila melakukan pelanggaran terhadap seruan. Dalam seruan bersama yang sifatnya imbauan itu, terlihat ada poin-poin yang belum berjalan seperti menjual makanan yang dilakukan pedagang musiman. Misalnya, penjualan bahan bukaan puasa baru dibenarkan pukul 16:00, namun masih ada pedagang yang membandel dan melanggar seruan Muspida, yang memulai berjualan pada pukul 15:00. Bupati Pidie Jaya M Gade Salam melalui Asisten III Setdakab, Abubakar Usman tidak membantah tentang adanya pedagang musiman yang menjual penganan berbuka puasa tanpa mengindahkan ketentuan dari seruan bersama Muspida. (b09)
Tiga Prioritas Program Pendidikan BIREUEN (Waspada) : Sesuai arah kebijakan nasional dan memperhatikan berbagai permasalahan dan isu-isu strategis pembangunan pendidikan, Pemkab Bireuen menetapkan tiga program pembangunan pendidikan. Ketiga program yang ditetapkan yakni perluasan dan pemerataan akses pendidikan peningkatan mutu dan daya saing pendidikan dan pengembangan menajemen sekolah dengan menerapkan prinsip Gevermence. Kegiatan penting lainnya meningkatkan profesionalisme guru melalui program studi lanjut, sertifikasi dan pelatihan guru pembeljaran. Bupati Bireuen Ruslan M Daud menegaskan hal itu dalam sambutannya saat membuka Rapat Kerja Dinas P dan K Bireuen tahun pembelajaran 2013/2014 di Aula Setdakab lama, Kamis (18/7). Pembukaan Raker Dinas P dan K Bireuen dihadiri Ketua DPRK Ridwan Muhammad, unsur Muspida, para pejabat eselon II, III dan IV lingkungan Pemkab Bireuen Bupati mengajak jajaran Dinas Pendidikan meningkatkan layanan pendidikan dengan menyumbangkan moril dan materil agar tercapainya mutu pendidikan yang dapat dipertanggungjawabkan. Melalui Raker Dinas P dan K dapat melaporkan kegiatan tahun sebelumnya. Hal ini sebagai evaluasi dan menyampaikan informasi program tahun 2013/2014 guna mendapatkan masukan dari peserta Raker sehingga pelaksanaan kegiatan tahun 2014 akan tepat sasaran dalam upaya peningkatan mutu
pendidikan Kabupaten Bireuen. Sekretaris Dinas P dan K selaku Koordinator Pelaksana Raker M Nasir menjelaskan, rapat kerja berlangsung tiga hari (18-20/7) diikuti 350 peserta terdiri dari Kepala UPTD, Kepala SD, SMP, SMA, SMK dan Pengawas di lingkungan Dinas P dan K Bireuen telah berakhir Sabtu (20/7) petang. Dikatakan, tujuan Raker antara lain untuk meningkatkan pemahaman para kepala sekolah terhadap tugas pokok dan fungsinya, kemampuan memanfaatkan potensi internal dan eksternal sekolah dalam peningkatan mutu pendidikan, pembinaan para Kasek dan UPTD agar dapat menyusun dan melaporkan kegiatan dan program kerjanya secara priodik. Hari pertama peserta Raker mendapat pengarahan Kadis P dan K Nasrul Yuliansyah tentang kebijakan umum Dinas P dan K dan program kerja masing-masing Kabid dan evaluasi diri sekolah disampaikan pengawas sekolah. Sementara hari kedua dan ketiga peserta Raker mendapat bimbingan dari narasumber Unsyiah dan jajaran Dinas P dan K Bireuen sesuai jenjang sekolah membahas Rencana Kegiatan Sekolah (RKS), rencana kerja tahunan (RKT) dan menyusun rencana kegiatan dan anggaran sekolah (RKAS) tahun pelajaran 2013/2014 yang menghasilkan dokumen rencana sekolah mengacu Renstra Kemendikbud, Pendidikan Aceh, RPJMD dan Dinas P dan K Kabupaten Bireuen. (b12)
8 Tahun MoU, Hanya PP Parlok Disahkan Aceh Berpeluang Gugat Jakarta IDI (Waspada): Yayasan Advokasi Rakyat Aceh (YARA) menilai Pemerintah Aceh terlalu lemah dalam memperjuangkan hak-hak kekhususan Aceh. Sebenarnya, banyak cara yang bisa dilakukan, mulai dari lobi hingga dengan aksi menggugat Presiden. “Terhitung 15 Agustus 2005 –15 Agustus 2013, maka usia MoU Helsinki yang ditandatangani Pemerintah RI–GAM genap 8 tahun. Tapi hanya PP partai lokal yang baru disahkan Presiden. Ini pertanda Jakarta secara terangterangan mempermainkan Aceh. Jika Presiden melakukan wanprestasi (ingkar janji) ke Aceh, maka Aceh berpeluang menggugat Jakarta secara hukum,” kata Safaruddin, Direktur YARA, Minggu (21/7). Padahal dalam Undang-Undang Pemerintahan Aceh (UUPA), sambung Safaruddin, sudah jelas disebutkan beberapa aturan lanjutan dari UUPA harus segera dikeluarkan paling lambat
tahun 2008. “Tetapi kenyataannya sampai sekarang hanya PP tentang partai lokal saja yang baru keluar,” katanya. YARA juga menilai, pemerintah pusat telah mempermainkan Pemerintah Aceh dengan mengabaikan hak-hak kekhususan Aceh. YARA mengkhawatirkan perdamaian Aceh akan gagal nantinya, jika Jakarta tidak konsisten dengan janjinya. “YARA mendesak Pemerintah Aceh lebih serius mengurus beberapa regulasi lanjutan UUPA, bila perlu menggugat pemerintah pusat secara hukum ke Mahkamah Agung (MA), karena telah melakukan pembohongan publik kepada masyarakat Aceh,” kata Safaruddin. Jika Pemerintah Aceh tidak siap menggugat Jakarta, makaYARA siap dalam memperjuangkan hak-hak masyarakat Aceh. “Apalagi lembaga kita (YARA) memiliki legal standing (kedudukan hukum) untuk menggugat pemerintah pusat. (b24)
Aceh
B12 909 Calon Mahasiswa Lulus SPMB LANGSA (Waspada): Sebanyak 909 calon mahasiswa dinyatakan lulus seleksi Penerimaan Mahasiswa Baru (SPMB) Perguruan Tinggi Agama Islam Negeri (PTAIN) jalur tulis tahun 2013 di Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Zawiyah Cot Kala Langsa, Minggu (21/7). Ketua Panitia Lokal Penerimaan Mahasiswa baru STAIN Cot Kala Basri Ibrahim mengatakan, pengumuman kelulusan tersebut dapat dilihat para peserta tes melalui website SPMB PTAIN 2013, website STAIN Cot Kala Langsa serta di media massa. Dia menambahkan para calon mahasiswa tersebut dinyatakan lulus pada sebelas Prodi yang disediakan STAIN Cot Kala tahun ini. Tercatat Program Studi (Prodi), Pendidikan Matematikauyang paling banyak peminat mencapai 160 orang, diikuti dengan Prodi Muamalat dan dua prodi baru yaitu Prodi Bimbingan Konseling dan Perbankan Islam. (b22)
KB Dikjar Langsa Buka Puasa Dengan Muspida LANGSA (Waspada): Keluarga besar Dinas Pendidikan dan Pengajaran (Dikjar) Kota Langsa dan para kepala sekolah dari TK, SD, SMP dan SMA/SMK se-Kota Langsa melaksanakan buka puasa bersama dengan Wali Kota dan Muspida di rumah Kadis Dikjar Jalan A.Yani, Lorong Islah, Kota Langsa, Sabtu (20/7). Hadir pada saat itu,Wali Kota Langsa diwakili Asisten I bidang Pemerintahan Zainal Arifin, Dandim 0104 Atim Letkol Inf Mujahidin, Kapolres Langsa AKBP Hariadi, Ketua PN Langsa Efendi, Kajari Langsa, Kadis Dikjar Jauhari Amin, SH. MH, calon anggota DPRA Dapil Langsa-Tamiang, Rusli alias Tambi, anggota DPRK, para SKPK dan undangan. Menurut Kadis Dikjar Jauhari Amin, kegiatan ini selain bertujuan mempererat tali silaturahmi, juga diharapkan dapat menjadi wahana untuk lebih memantapkan jalinan komunikasi dan sambung rasa antara insan pendidik di Kota Langsa, juga pejabat dengan para pemangku kepentingan dan masyarakat. Melalui momentum acara seperti itu, lanjutnya, para guru maupun pejabat Muspida di daerah ini dapat memperoleh berbagai masukan dan saran dari berbagai kalangan untuk kemajuan pendidikan, pembangunan dan perbaikan kesejahteraan masyarakat di Kota Langsa. “Kota Langsa sesungguhnya memiliki potensi besar untuk menjadi provinsi terdepan di berbagai sektor pembangunan, khususnya pendidikan. Untuk mewujudkan harapan itu, tentunya mutlak dibutuhkan sinergitas antara pemimpin dengan masya-rakat di daerah ini,” katanya. (m43)
Waspada/Dede
DANDIM 0104 Atim Letkol Inf Mujahidin didampingi Kadis Dikjar Jauhari Amin menyerahkan bantuan sarung kepada anak yatim usai buka puasa bersama di rumah Kadis Dikjar Kota Langsa, Sabtu (20/7)
Semarak Ramadhan TKIT Azkiya BIREUEN (Waspada) : Acara buka puasa bersama murid, wali murid TK Islam Terpadu (TKIT) Azkiya Bireuen dengan warga lingkungan sudah menjadi program rutin TKIT Azkiya setiap tahunnya. Kegiatan ini sangat penting sebagai melatih menumbuhkan kecintaan anak didik TKIT Azkiya sejak dini melaksanakan ibadah puasa serta menjalin silaturahmi dengan para wali murid dan masyarakat Desa Geulanggang Baro lingkungan TKIT Azkiya menyemarakkan Ramadhan. Kepala TKIT Azkiya Sari Dewi didampingi Humas Fauziah menjelaskan hal itu di sela-sela acara buka puasa bersama di TKIT setempat, Sabtu (20/7) malam. Dikatakan, acara buka puasa bersama Ramadhan 1434 Hijriah dihadiri Kabid Agama Dinas P dan K Sayuti Adam, Kasi PAUD Din ZalaliI, seluruh dewan guru, murid dan wali murid TKIT dan masyarakat lingkungan mencapai 500 orang. (b12)
Alumni SMPN 5 Buka Puasa Bersama LANGSA (Waspada): 153 Alumni SMP Negeri 5 Langsa melaksanakan buka puasa bersama dengan mantan guru SMPN 5 di Rangkang Cupi Jalan A.Yani, Sabtu (20/7). Turut hadir guru-guru SMPN 5 Langsa, yakni Rosmala Dewi, Eddy Khalil,Asmaul Husna, Syah Misriah, Atika Uzma, mantan Ketua OSIS Hendrik, Masyitah, Suwarni Mahmoed dan lain-lain. Ketua Alumni, Leha Soliha mengatakan, acara ini diselenggarakan atas kerjasama tiap kelas yang dipandu ketua kelas dan perwakilan di tiap sekolah SMA/SMK se-Kota Langsa dan di luar daerah. Tujuannya, menjalin silaturahmi kepada mantan guru-guru di SMPN 5 yang selama 3 tahun telah mendidik dan membimbing untuk dapat melanjutkan ke pendidikan yang lebih tinggi lagi. Guru IPA SMPN 5, Rosmala Dewi menyebutkan, acara ini sebagai ajang silaurahmi yang tetap menjaga ukhuwah Islamiyah di mana rasa kebersamaan sejak sekolah dulu kini diwujudkan kembali di bulan suci Ramadhan. (m43)
Siswa Dan Guru SMAN 5 Bukber LANGSA(Waspada): Mengakhiri kegiatan Pesantren Kilat Ramadhan (PKR), siswa SMAN 5 Langsa bersama seluruh civitas melaksanakan buka bersama di RM Ayam Penyet Pak Ulis, Jumat (19/7). Hadir Kepala SMAN 5 Langsa Ruslaidi,Waka Kesiswaan, Nurmalawati, Kepala TU Fauziah,Waka Humas Rusli, mahasiswa PPL STAIN Zawiyah Cot Kala Langsa dan juga seluruh staf serta siswa. Kepala SMAN 5 Langsa Ruslaidi memalui Waka Humas Rusli mengatakan, buka puasa bersama ini adalah bagian silaturahmi sebagai penguatan visi ukhuwah Islamiah civitas sekolah pada jajaran pendidik dengan peserta didik dan juga perangkat pendukung SDM sekolah. “Dengan kekuatan dan silaturahmi di bulan Ramadhan ini kita kuatkan jalinan guru dengan siswa dan tata usaha sehingga saat proses belajar mengajar selanjutnya akan menjadi kekuatan baru menuju sekolah berprestasi,” tambahnya. Dikatakannya, kita yakin bahwa ke depan dengan rasa kebersamaan di bulan Ramadhan ini antara anak murid dengan gurunya akan menjadi tahapan baik dalam mencapai peningkatan mutu pendidikan di sekolah sehingga bisa mencapai prestasi dengan gemilang di SMAN 5 Langsa. (m43)
Untuk Banda Aceh & Sekitarnya Senin, 13 Ramadhan 1434 H/22 Juli 2013 M BERBUKA 18.59 IMSAK 05.02 Jadwal ini berlaku untuk Banda Aceh Dan Sekitarnya Jadwal untuk kota-kota lainnya : Calang (-1 menit), Jantho (-2 menit), Sigli dan Meulaboh (-3 menit), Meureudu, Sukamakmue dan Sinabang (-4 menit), Bireuen (-5 menit), Sp. 3 Redelong, Takengon dan Blangpidie (-6 menit), Lhokseumawe dan Tapaktuan (-7 menit), Lhoksukon dan Blang Keujeuren (-8 menit), Idi, Kutacane dan Singkil (-10 menit), Langsa, Kuala Simpang dan Subulussalam (-11 menit). (b04)
Gajah Liar Kian Ganas
Ratusan Ha Lahan Pertanian Lenyap RANTO PEUREULAK (Waspada) : Aksi kawanan gajah liar di pedalaman Kabupaten Aceh Timur kian ganas. Selain mengganggu kenyamanan penduduk di sejumlah desa, berbagai tanaman seperti tanaman sawit, karet, coklat dan pisang dengan luas mencapai ratusan hektare lenyap diamuk binatang berbelalai dan berbadan jumbo itu. Akibatnya, kondisi ekonomi masyarakat kian terpuruk. Padahal, meskipun harga berbagai jenis tanaman dalam beberapa tahun terakhir mengalami penurunan, namun masyarakat dinilai bisa bangkit keterpurukan. “Tapi akibat aksi gajah yang kian mengganas membuat tanaman pendudukdikawasanSeumanah Jaya dan beberapa desa lain di Kecamatan Ranto Peureulak lenyap,” kata Zakaria, 45, warga Seumanah Jaya, Minggu (21/7). Dia menjelaskan, kini ratusan hektare areal perkebunan dan pertanian tak bisa dimanfaatkan lagi, seperti di gampong Seumanah Jaya termasuk Krueng Tuan, Alur Pinang dan beberapa desa lain. Sebab telah rata dengan tanah, bahkan upaya penduduk mengusir binatang dilindungi itu dengan obor dan meriam bambu gagal sehingga warga khususnya pemilik lahan hanya pasrah menerima ekses amukan gajah yang rata-rata terjadi menjelang malam hingga dinihari. “Harapan warga pemda bisa mencari solusi sehingga amukan gajah tak lagi meng-
hantui penduduk Ranto Peureulak,” kata Zakaria seraya menyebutkan jika kondisi tersebut tidak segera ditangani, maka tak tertutup kemungkinan korban yang lebih besar bakal terjadi seperti rumah penduduk. Zakaria berpendapat, dalam mengatasi amukan gajah di kawasan areal pertanian dan perkebunan penduduk, Dinas Kehutanan dan Perkebunan Aceh Timur mengikuti cara antisipasi amukan gajah sebagaimana yang telah dilakukan sejumlah perusahaan swasta di Ranto Peureulak yakni dengan memagari seluruh areal perkebunan dengan Pagar Power Pancing. “Ini tujuannya untuk menghidupkan kembali ribuan hektare areal pertanian yang terlantar akibat amukan gajah (po meurah),” kata Zakaria sembari menambahkan, biaya yang dibutuhkan mencapai Rp4.686. 500.000 sesuai Rencana Anggaran Pelaksanaan (RAP) yang telah dibuat pihaknya bersama sejumlah warga yang tergabung dalam Komunitas Pelestarian Alam (KPA). Ketua DPRK Aceh Timur Tgk Alaudin mengakui pihak-
nya kerap menerima laporan petani di pedalaman Ranto Peureulak terkait amukan gajah dalam beberapa tahun terakhir, bahkan pihaknya telah menyampaikan ke pihak Pemprov Aceh. “Kita di daerah tidak ada kapasitas dalam menanggulangi konflik gajar liar yang berkepanjangan, kecuali hanya sebatas menindaklanjuti laporan masyarakat dengan menyurati Dishutbun Aceh Timur dan Dishutbun Aceh serta menyurati DPR Aceh melalui komisi yang membidanginya,”tutur Alauddin. Kendati demikian, Tgk. Alauddin berpendapat, aksi gajah terjadi akibat sempitnya habitat gajah di Aceh Timur. Sebab, sebagaimana diketahui bahwa pedalaman Aceh Timur terdapat habitat-habitat satwa langka seperti gajah, harimau, orangutan, ular, rusa dan lainnya. “Tapi sekarang sudah habitat binatang dilindungi telah dirambah manusia dengan berbagai alasan seperti pembukaan lahan baru, aksi illegal logging dan lainnya sehingga menyebabkan berbagai jenis satwa dilindungi bergeser ke lahan pertanian penduduk di sekitarnya. (b24)
Kodim 0109/Singkil Buka Puasa Dengan Anak Yatim SINGKIL (Waspada) : Keluarga besar Kodim 0109/Singkil melakukan buka puasa bersama anak yatim yang berlangsung Jumat (19/7) malam di aula Makodim Ketapang Indah Singkil Utara . Dandim 0109/Singkil Letkol Inf Puguh B dalam sambutannya mengatakan, acara buka puasa bersama yang dilakukan dengan anak yatim adalah sebagai bentuk silaturahmi dan saling berbagi dengan harapan akan tetap terjalin rasa persaudaran, kesatuan dan persatuan. Buka puasa yang dirangkaian dengan shalat maghrib, Isya dan tarawih bersama juga ditandai dengan penyerahan tali asih kepada puluhan anak yatim. Hadir pada buka puasa Kodim 0109/ Singkil Wakil Bupati Dulmusrid Unsur Forum Komunikasi Pimpinan Daerah Kabupaten Aceh Singkil, anggota DPRK, KIP, pengurus partai politik, organisasi pemuda, pengusaha serta para wartawan. (cdin)
Khasanah Ramadhan
WASPADA Senin 22 Juli 2013
Warga Tutup Paksa Pertunjukan Tong Setan LANGSA (Waspada): Dinilai mengganggu umat Islam menjalankan shalat Tarawih, warga Gampong Paya Bujok, Kec. Langsa Baro memaksa ditutupnya pertunjukan hiburan tong setan di depan Stadion Langsa, Sabtu (20/7). Ketua Remaja Masjid Paya Bujok Seuleumak, Tarmizi mengatakan, akibat adanya kegiatan hiburan ini warga merasa sangat terganggu, apalagi umat Islam sedang menjalankan ibadah shalat tarawih dan tadarus. Apalagi, acara hiburan tong setan ini begitu dekat dengan lokasi Masjid Baiturrahim, Gampong Paya Bujok Seuleumak tersebut. Sebelumnya, Jumat (19/7) warga mendatangi dan meminta pihak penyelenggara tong setan itu menutup acara hiburannya itu, tapi mereka tak menghiraukan. Terpaksa warga berkesimpulan untuk turun langsung memaksa
agar tong setan ini segera ditutup. Pengamatan di lapangan, saat terjadinya penutupan itu situasi mulai memanas dan nyaris timbul kerusuhan, ketika warga ramai datang ke lokasi tong setan, yang mendesak segera kepada pemilik atau pengelola tong setan segera menghentikan kegiatannya. Sementara pemilik tong setan tak mau menutup acara hiburan itu, sedangkan warga bersikeras agar segera menutup. Namun setelah dimediasi kepolisian Polres Langsa, akhirnya mulai malam itu diputuskan dan pihak pemilik tong setan sepakat menutup atau meniadakan tong setan tersebut di sana. Saat itu juga pekerja tong setan mulai membuka tenda dan perlengkapan tong setan dimaksud, untuk membawa pergi dari lokasi tersebut. (m43/ b22)
Petasan Ganggu Kenyamanan Ibadah IDI (Waspada): Rentetan suara petasan di sekitar perkotaan Idi Rayeuk, Kabupaten Aceh Timur kian mengganggu kenyamanan ibadah umat Islam khususnya saat pelaksanaan shalat Isya dan Tarawih. Pasalnya, suara petasan yang sengaja dibunyikan menembusi suaranya mencapai 1 kilometer. “Jika suara petasan terus terjadi dan tidak ada pihaknya yang melarang, maka kenyamanan umat Islam dalam beribadah terganggu. Kondisi ini akan mempengaruhi jamaah sehingga umat Islam enggan shalat di masjidmasjid dan meunasah dan lebih memilih shalat di rumah yang agak tertutup,” ujar Abdullah, warga Idi Rayeuk, Sabtu (21/7). Dia meminta, instansi terkait khususnya Pemkab Aceh Timur menghentikan aksi peta-
san yang sengaja dibunyikan para remajA. “Terkadang petasan sengaja dibunyikan berdekatan dengan masjid. Di satu sisi kita menyalahkan anak-anak remaja yang membakar petasan, tapi di sisi lain penjual petasan juga harus ditindak ataupun diberikan peringatan,” kata Abdullah. Ketua Komisi B DPRK Aceh Timur, Muzakir, Minggu (21/7) meminta Satpol-PP danWilayatul Hisbah (WH) Aceh Timur untuk mengawasi pelaksanaan ibadah shalat tarawih agar jamaah bebas dari suara petasan. “Kekhusyukan para jamaah hilang ketika suara petasan yang meletus diudaraterdengarditelingajamaah.Makakitaminta WHmelakukanpatrolirutinmenjelangpelaksanaan shalat Isya hingga selesai shalat tara-wih di seluruh masjid yang berdekatan dengan kota-kota besar di Aceh Timur,” tutur Muzakir. (b24)
KIP Aceh Timur Tak Miliki Nahkoda PEUREULAK (Waspada) : DPRK AcehTimur hingga kini masih tutup mulut terkait belum dilakukannya paripurna terhadap Komisioner KIP terpilih priode 2013 - 2018. Ironisnya, KIP Aceh Timur saat ini tidak memiliki nahkoda. Sebagaimana diketahui bersama, sejak 7 Juli 2013 lalu Komisioner Komisi Independen Pemilihan (KIP) lama sudah berakhir masa tugasnya. Sementara Komisioner KIP terpilih juga telah dilakukan penyeleksian, bahkan hasilnya sudah diplenokan oleh Komisi A DPRK Aceh Timur selaku tim yang dibentuk untuk rekrutmen anggota komisioner KIP dimaksud. Menyusul bungkamnya lembaga dewan selaku pengambil keputusan terhadap Komisioner KIP terpilih tersebut sehingga menimbulkan beragam asumsi dugaan adanya talik ulur akan hasil rekrutmen antara Komisi A dengan pimpinan DPRK Aceh Timur.
Salamuddin, Koordinator LSM Gerakan Solidaritas untuk Aceh Timur (GaSAT), Minggu (21/7) di kota Peureulak mengatakan, pihaknya mendesak KIP Aceh untuk bekerja secara profesional dan harus transparan kepada publik. “Selain itu juga harus mengikuti regulasi yang ada, pasalnya sampai saat ini publik masih menunggu kepastian akan komisioner KIP terpilih,” ungkap Salamuddin Ditambahkan, apabila adanya persoalan terkait hasil pleno Komisi A terhadap komisioner terpilih, para pimpinan dewan Aceh Timur jangan hanya bersikap diam dan seakan - akan tidak ada persoalan sama sekali. “Padahal jelas dalam rekrutmen itu mulai dari tim panitia seleksi (Pansel) hingga di Komisi A menggunakan anggaran daerah dan ini harus dipertanggungjawabkan ke publik akan hasilnya secara maksimal,” ujar Salamuddin. (cri)
Menyantap Kanji Berharap Berkah di Masjid Al Furqan BANDA ACEH (Waspada): Wangi rempah-rempah dari aroma bubur kanji rumbi merebak bersama kepulan asap yang tertiup angin di halaman Masjid Al Furqon Beurawe, Kuta Alam, Banda Aceh, Kamis pekan lalu. M Hasan, sang koki terus mengaduk adonan yang diraciknya dalam wadah belanga besi. Ramadhan 1434 H adalah tahun ke-11 pria berusia delapan puluh tahun itu menjadi koki khusus sebagai peracik makanan khas Ramadhan bagi warga Aceh itu di Masjid Alfurqon. Meski tak lagi muda, Hasanterlihatcekatanmenyiapkan aneka bumbu kanji rumba. “Kata orang-orang sudah pas rasanya. Yang penting bumbunya jangan dikurangkurangi,” kata Hasan, sembari menaruh irisan daun serai kedalam belang, Kamis (18/7).
Menyantap bubur kanji rumbia kala berbuka bukan-lah hal baru bagi warga Beu-rawe. Tradisi ini telah berlang-sung sejak 24 tahun silam. Se-lain menyediakannya bagi war-ga setempat, kanji juga disuguhkan bagi musafir dan fakir miskin yang berbuka di Masjid Al Furqon. “Setiap harinya panitia memasak satu belanga besi bubur kanji rumba dan Alhamdulillah habis setiap berbuka. Satu belanga besar ini cukup untuk 200 orang. Untuk memasaknya hanya butuh waktu sekitar dua jam,” kata Hasan. Sambil menuang bumbu ke belanga tangan pria yang mulai ubanan ini terus mengaduk isi belanga yang mulai tampak mendidih.Warna-warna wortel, serai dan udang tampak memerah saat sendok kayu dengan panjang satu meter itu menga-
duk isi belanga. Sendok itu tak pernah lepas seakan menjadi teman setia Hasan meracik bubur Kanji Rumbi. “Makan kanji rumba saat berbuka sangat baik. Kita tidak masuk angin. Karena bumbunya hampir sama seperti bumbu jamu. Ada merica, kapulaga serta serai, itu kan bumbu-bumbu jamu juga,” sebut Hasan. AbdulWahab, tokoh masyarakat Desa Berawe mengaku tradisi menyediakan kanji rumba telah dilakukan di Masjid Beurawe sejak tahun 1998 silam. Memasuki Ramadhan ke sepuluh kemarin, sebanyak 30 belanga telah disediakan bagi warga dan mereka yang berbuka di masjid kebanggaan warga Beurawe itu. Jam baru menunjukkan pukul 16:00. Di sekeliling Hasan sejumlah warga mulai berdatangan dengan kantung plastik
di tangan. “Masyarakat sudah terbiasa, jadi kalau jam segini mereka mulai datang mengambil bubur kanji. Nanti kita pisahkan juga untuk yang berbuka di sini dan bubur yang akan dibagikan ke warga. Ini untuk yang di masjid,” kata Hasan. Menjelang maghrib, anakanak hingga orang dewasa mulai memenuhi lantai dua Masjid Al Furqon. Di ruang yang membentuk leter U, sejumlah mangkuk berisi bubur telah tersedia. Gelas berisi kopi, teh dan aneka kue juga tersaji sebagai pelengkap hidangan berbuka. Saat tanda berbuka mulai terdengar, seisi ruangan tampak lahap menyantap Bubur dan aneka panganan. Senyum ringah dan aneka perbincangan ringan tentang rasa sajian seakan menggambar kelegaan karena telah melawan hawa nafus sejak pagi. “Seperti inilah suasa-
Waspada / Arman Konadi
SEJUMLAH anak mengambil kanji rumbi sebagai panganan berbuka yang dimasak di Masjid Beurawe Kec Kuta Alam Banda Aceh, Kamis (18/7). na setiap Ramadhan, ini bukan seluruhnya warga Beurawe, tapi ada juga musafir. Kami hanya berharap pahala Ramadhan
semoga bulan ini juga makin mempererat silaturahmi,” papar Abdul Wahab. Arman Konadi