Radar Totabuan 18 Maret 2013

Page 1

Koran

No.1 di

BOLMONG RAYA

NOMOR 1378 TAHUN: V SENIN 18 MARET

ECERAN: Rp 3.000,-

TAHUN 2013

LUGAS, SANTUN, DAN TERDEPAN

e-mail redaksi: radar_totabuan@yahoo.com e-mail iklan: iklanradartotabuan@yahoo.com ART: GUFRAN

5 Pasang Resmi Mendaftar Tatong Bara - Jainudin Damopolii

Nayodo: Verifikasi Berkas Hingga 7 Mei

Nurdin Makalalag - Sahat Robert Siagian

KOTAMOBAGU - Tahapan pendaftaran bakal calon walikota-wakil walikota 20132018 resmi ditutup, Sabtu

Djelantik Mokodompit-Rustam Simbala

(16/3) pekan lalu. Lima pasang bakal calon walikota-wakil walikota mendaftarkan diri di KPUD Kota Kotamobagu.

Moh Salim Landjar-Ishak Sugeha

Mereka yakni, duet Tatong Bara- Jainudin Damopolii, Djelantik Mokodompit-Rustam Simbala, Nurdin Maka-

Lucky Mangkey - Toan Tongkasi

lalag-Robert Siagian, Muhamamad Salim Landjar-Ishak Sugeha dan pasangan Lucky Mangkey-Toan Tangkasi

Bila mulus, 5 pasangan ini dipastikan akan bertarung di Baca 5 PASANG .... HAL:15

Pilwako, Adu Gengsi 3 Bupati Antara Garis Partai dan Keluarga

KOTAMOBAGU - Pertarungan pasangan Calon Walikota (Cawali) dan Calon Wakil Walikota (Cawawali), dalam Pemili-

han Walikota (Pilwako) Kotamobagu, nampaknya tidak seru bila tidak meliBaca PILWAKO .... HAL:15

Sehan Landjar

MSL-Ishak Diusung 4 Partai

PILWAKO: Massa MSL-Ishak Sugeha yang memberikan dukungan penuh majunya pasangan yang diusung oleh 4 partai besar, PPP, PKS, PKB dan Partai Demokrat

Brani dan NK Minta Maaf

KOTAMOBAGU – Hari terakhir pendaftaran, Sabtu (16/3), pasangan Mohammad Salim Landjar (MSL) dan Ishak Sugeha resmi mendaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Kotamobagu. Bakal calon wali kota dan wakil wali kota kotamobagu ini boleh dikatakan sebagai pasangan yang mengejutkan. Pasalnya, mereka mencapai kesepakatan untuk berpasangan satu

Salihi Mokodongan

Herson Mayulu

Herson Akhirnya Luluh

Baca MSL .... HAL:15

PALING TERAKHIR: Herson Mayulu saat menandatangani rekomendasi P-BMR.

Benny Rhamdani

Nasrun Koto

KOTAMOBAGU - Setelah memutuskan untuk tidak maju di Pil-

Baca BRANI .... HAL:15

Dari Preman Tanah Abang ”Penakluk” Jakarta

Hercules, Sosok Pejuang NKRI Hercules Rosario Marshal adalah nama aslinya… ia ternyata merupakan seorang pejuang yang pro terhadap NKRI ketika terjadi ketegangan Timor-timur sebelum akhirnya merdeka pada tahun 1999.

Wartawan dan seluruh karyawan iklan, pemasaran Radar Totabuan dilarang keras menerima uang atau pemberian dalam bentuk apapun dari sumber berita dan relasi.

setuju ibukota P-BMR berada di Kotamobagu. Bayangkan saja, hampir tiga pekan lamanya sikap dan tindakan HerBaca HERSON .... HAL:15

Cynthiara Alona

Diimingi Playboy

AKA tak salah jika sosoknya yang begitu berkarisma ia dipercaya memegang logistik oleh KOPASUS ketika

KARENA diiming-imingi oleh majalah Playboy dengan bayaran Rp 300 juta, Cynthiara Alona akhirnya rela melakukan operasi payudaranya. Playboy saat itu menghendaki dirinya memiliki payudara sesuai dengan standart yang mereka inginkan. "Playboy dari Jepang, Hongkong, Thailand. Ditun-

Baca HERCULES .... HAL:15

Baca DIIMINGI .... HAL:15

M

PEJUANG: Hercules saat ditangkap beberapa waktu lalu. Sosok yang dianggap sebagai pejuang NKRI.

KOTAMOBAGU Sikap keras dan tegas Herson Mayulu akhirnya luluh juga. Bupati Bolmong Selatan itu akhirnya

Seluruh urusan pembayaran ke Radar Totabuan dalam bentuk advertorial, iklan dan koran harus melalui kontrak dan kwitansi resmi.


RADAR TOTABUAN HALAMAN 2

SENIN, 18 MARET 2013

ART: JC_DONDO

PKK SULUT

Perempuan Sulut Alami Kemajuan KETUA Tim Penggerak PKK Provinsi Sulut Ny. Deetje Sarundajang Laoh Tambuwun mengakui saat ini kaum perempuan sulut banyak mengalami kemajuan. “Kemajuan perempuan Sulut bisa dilihat dari kiprahnya yang duduk di berbagai lembaga pemerintahan maupun swasta yang ada di daerah ini, bahkan sampai saat ini dari kuota 30 persen, provinsi sulut sudah melebihinya yakni sudah mencapai 31 persen. Itu berarti suatu kepercayaan yang besar telah diberikan kepada kita ibu-ibu dan harus di implementasikan diladang pekerjaan masing-masing yang di barengi dengan kerja keras, kerja cerdas dan kerja tuntas. Akan tetapi tidak dapat dipungkiri bahwa sampai saat ini masih banyak tantangan yang dihadapi dalam memberdayakan kaum perempuan dan upaya mewujudkan kesetaraan gender, mengingat masih kentalnya budaya patriarki, serta masih adanya diskriminasi gender dan tindak kekerasan terhadap perempuan yang dapat memperlambat terwujudnya kesetaraan antara perepuan dan lakilaki,” Aku Ketua TP PKK Sulut Ny Deetje Sarundajang Laoh Tambuwun, saat menyampaikan kata sambutan dalam agenda Konven Pelsus Wanita Sinode GMIM di Aula Mapalus Kantor Gubernur, Sabtu (16/3) lalu. U n tuk itu Ibu Dey sapaan akrabnya berharap, lewat kegiatan ini, akan semakin memantapkan peran dan eksistensi kaum perempuan dalam kehidupan berkeluarga, berjemaat, berbangsa dan bernegara dengan terus membangun karakter, jati diri, budi pekerti dan peradaban bangsa. (war/fan) Deetje Sarundajang Laoh Tambuwun

Dari Kursi Wakil Ke Kursi Bupati Gubernur Lantik JWS – Ivansa Frits Tairas, diawali dengan menyanyikan lagu kebangsaan Indonesia Raya. Agenda pelantikan yang berlangsung Minggu (17/3) pukul 17.00 Wita, pasagan Drs Jantje W Sajouw MSi dan Ivan Sarundajang dilantik oleh Gubernur Sulut, Dr SH Sarundajang atas nama Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia yang secara resmi memasangkan tanda kepangkatan pada Sajouw dan Ivan. Gubernur sendiri saat memasangkan simbol kepangkatan di pundak Ivan, terkesan menyampaikan kebanggaan atas pencapaian yang

di dapat oleh pasangan kandidar JSW – Ivansa. Agenda selanjutnya penandatanganan surat keterangan pelantikan dan pembacaan naskah pelantikan. Pada bagian akhir dilakukan serah terima jabatan dari Drs Stefanus Vreeke Runtu pada Sajouw yang sebelumnya Sajouw sendiri berpindah dari posisi kursi wakil bupati ke kursi bupati, sedangkan Ivan yang sebelumnya duduk paling kiri bertukar posisi dengan Vreeke untuk selanjutnya duduk di kursi yang sebelumnya diduduki Sajouw yang berisi papan nama wakil bupati. Menariknya agenda pelantikan itu sendiri turut

PASANGAN Drs Jantje Wowiling Sajow MSi (JWS) dan Ivan Sarundajang (Ivansa) secara resmi di lantik oleh Gubernur Sulut DR Sinyo Harry Sarundajang (SHS) sebagai Bupati dan Wakil Bupati Minahasa periode 2013 – 2018.

ivent. Seperti yang di percayakan oleh Kementerian Pertahanan dan Kementerian Kesehatan memAudiensi Tim Pelaksana bersama Gubernur percayakan SHS Sulawesi Utara sebMANADO – Kiprah agai tempat penyelengGubernur Sulut DR. SH. garaan kegiatan Mobilisasi Sarundajang, melalui berb- Sosial TNI dalam kerangka agai strategi pembangunan Program Nasional Penangdi wilayah Provinsi Sulut gulangan Penyakit Tuberterus bergeliat. Dimana kulosis dengan Strategi dalam bidang kesehatan DOTS (Direct Oserved dan pengembangan koor- Treatment Shortcouse). dinasi lintas departemen, Seperti audiensi Tim kembali membuahkan ha- Pelaksana bersama Gubersil. nur SHS yang dilaksanakan Hal ini membuat Pemer- pekan lalu di Gubernuran intah Pusat melalui ke- Bumi Beringin Manado. mentrian terus memperBrigjen TNI dr. Douglas cayakan Provinsi Sulut S. Umboh, MARS, Direktur dalam mengelar berbagai Kesehatan Dirjen Kekuatan

Pertahanan, Kementerian Pertahanan, sebagai ketua tim menjelaskan bahwa tujuan kegiatan mobilisasi social ini adalah dalam rangka meningkatkan daya ungkit penemuan kasus tuberkulosis di Provinsi Sulut. “Pencanangan kegiatan rencananya akan dilaksanakan wilayah Kecamatan Wori Kabupaten Minahsa Utara, yang merupakan kerjasama TNI, Pemerintah Provinsi Sulut dan Pemerintah Kabupaten Minahasa Utara, untuk itu kami sangat memohon dukungan Bapak Gubernur untuk susksesnya acara ini,” ujar ex officio Kepala Sub Recipient Tuberkulosis (SR TB) Kementerian Pertahanan. Gubernur SHS, sendiri dalam pelaksanaan kegiatan ini menyampaikan terima kasih atas keper-

cayaan Pemerintah Pusat melalui Kementerian Pertahanan dan Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, yang telah berkenan menjadikan Sulut sebagai tempat pelaksanaan acara ini. “Atas nama Pemerintah dan Masyarakat Sulut, kami berterima kasih. Program kegiatan ini sangat baik untuk penanggulangan penyakit TBC, apalagi dengan strategi DOTS yang akan mempercepat penyembuhan penyakit tuberculosis, Sulut akan semakin sehat. Pemprov mendukung sepenuhnya kegiatan ini,” ujar Gubernur SHS. Dr. Jemmy Lampus, Kepala Bidang Pencegahan Masalah Kesehatan Dinas Kesehatan Provinsi Sulut, menambahkan bahwa kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari program kegiatan

sebelumnya yang terkait dengan penanggulangan TBC yang dilaksanakan pada November 2012, di Quality hotel dihadiri beberapa pejabat Kodim di Sulut yang wilayahnya memiliki potensi besar penyakit TBC. “Kegiatan ini juga adalah rangkaian dari peringatan Hari TBC sedunia Tahun 2013, yang rencananya akan dilaksanakan pada tanggal 18 April 2013 di Kabupaten Minahasa Utara, dengan keterlibatan unsur TNI, tokoh agama, tokoh masyarakat, organisasi wanita, LSM, kesehatan, dan masyarakat umum. Kegiatan penunjangnya antara lain jalan sehat, dan kampanye damai untuk kepedulian terhadap TBC serta pengobatan missal di Wori”, ujar Kabid PMK Diskes Sulut tersebut. (war/fan)

MANADO - Terkait dengan proses pembayaran tunjangan sertifikasi guru yang sering mengalami keterlambatan dari pihak Pemerintah Kabupaten/ Kota, terangkat dalam agenda dalam rapat koordinasi (Rakor) antara Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI, dengan seluruh Pemerintah Daerah (Pemda) se-Provinsi Sulawesi Utara (Sulut) yang dilaksanakan di Hotel Peninsula Manado, pekan lalu. Hal ini seperti yang dipertanyakan oleh salah satu peserta rapat soal pembayaran tunjangan sertifikasi guru, yang kerap berbelit-belit ataupun tidak dibayar. “Saya hanya ingin menanyakan proses pembayaran tunjangan sertifikasi guru yang biasanya terlambat atau ada juga yang bahkan tidak terbayar, bahkan ada ada guru yang nyata-nyata sudah tersertifikasi ternyata naik pangkatnya, akan tetapi tunjangan sertifikasi tidak mengikuti gaji guru itu,” ungkapnya. Kepala Deputi

Bidang Investigasi BPKRI, Edi Mulyadi, mengatakan, untuk masalah tunjangan sertifikasi guru hampir semua daerah mengalaminya. “Soal sertifikasi guru untuk kesejahteraan guru yang mempunyai sertifikasi, agar dalam menjalankan tugas sebagai guru bisa berjalan sesuai dengan kualified,” ungkap Mulyadi. Dia juga bahkan menilai seharusnya Kementerian jangan semena-mena mengeluarkan petunjuk teknis (Juknis) soal pembayaran sertifikasi ini. “Pernah pengalaman saya bertemu seluruh kepala sekolah di Jakarta, dengan maksud untuk mengubah pola pikir guru soal sertifikasi, agar nanti jangan sampai tidak ada guru yang menggunakan ijazah palsu hanya untuk mengejar sertifikasi,” terang Mulyadi. Selain persoalan dana pendidikan dalam rakor tersebut juga dibahas soal anggaran kesehatan. Sementara itu Gubernur Provinsi Sulawesi Utara

(Sulut) Dr. Sinyo Harry Sarundajang (SHS), akhirnya angkat bicara soal permasalahan tunjangan guru sertifikasi soal sering terlambatnya pembayaran tunjangan guru sertifikasi itu. Menurut Sarundajang, dirinya akan menindaklanjuti soal keluhan-keluhan soal tunjangan sertifikasi guru itu, melalui rapat teknis dengan Bupati/Walikota. “Saya akan gelar rapat teknis, untuk membicarakan soal tunjangan sertifikasi tersebut. Minimal, rapat itu diundang Dirjen di Kementerian Pendidikan,” tandas Sarundajang. Terkait dengan rapat rapat teknis itu, Sarundajang akan mengajukan rekomendasi untuk disampaikan ke Kementerian Pendidikan. “ Pemprov akan perjuangkan ini dengan megajukan saran kebijakan untuk pemerintah pusat,” ungkapnya. Dia juga menambahkan, soal sertifikasi guru tersebut, jangan sampai menyalahi aturan sehingga ada korban. (war/fan)

MANADO – Pasangan Drs Jantje Wowiling Sajow MSi (JWS) dan Ivan Sarundajang (Ivansa) secara resmi di lantik oleh Gubernur Sulut DR Sinyo Harry Sarundajang (SHS) sebagai Bupati dan Wakil Bupati Minahasa periode 2013 – 2018. Agenda yang berlangsung di Gedung Wale Ne Tou Tondano itu sendiri melalui Rapat Paripurna Istimewa dalam rangka pengambilan sumpah/janji dan pelantikan Bupati serta Wakil Bupati Minahasa. Rapat yang dipimpin oleh Ketua DPRD Minahasa

dihadiri oleh ratusan tamu yang sudah mulai masuk sejak pukul 13.45 Wita, yang melewati proses

pemeriksaan undangan melalui metal detector, karena turut dihadiri oleh penggurus DPP PDIP. (war/fan)

MAWAR-RADAR TOTABUAN

Pusat Percayakan Sulut Tanggani TBC

Guru Pertanyakan Penyaluran Tunjangan Sertifikasi

Antisipasi Kelangkaan LPG, Pemkot Akan Tegakkan Aturan

BITUNG - Pemerintah Kota Bitung menyatakan akan berupaya keras melaksanakan ketentuan pendistribusian dan pentapan harga LPG 3 Kg, sebagaimana peraturan presiden no 104 Pasal 7 tahun 2007 tentang penyediaan dan pendistribusian dan penetapan harga LPG 3Kg bagi keperluan rumah tangga dan usaha mikro, guna mengantisipasi kelangkaan LPG yang sering dieluhkan warga. Demikian dikatakan Asisten II Dahlia Kaeng, melalaui Kabag Ekonomi

Pemkot Bitung Jimmy Lesar. ”Dan sebagai implementasi Perpres 104 tahun 2007 tentang distribusi dan penetapan LPG, Pemkot Bitung telah mengeluarkan Perwako Nomor 7 tahun 2013 tentang HET LPG 3 Kg, yakni Rp 14.500,” katanya. Terkait HET LPG 3 Kg di Kota Bitung yang telah ditetapkan sesuai Perwako nomor 7 tahun 2013, Pemkot Bitung akan terus melakukan sosialisasi guna menghindari adanya

oknum yang berusaha mengambil keuntungan pribadi tanpa memperhatikan bahkan mengabaikan peraturan yang yang telah ditetapkan. ”Hal ini dilakukan agar tidak menimbulkan protes atau kerugian di masyarakat,” imbuhnya. Sementara untuk masyarakat pengguna LPG ditambahkan Lesar, juga diharapkan dapat memahami dengan baik aturan dan mekanisme penjualan dan distribusi LPG 3 Kg ini. (mt/fan)


CMYK

CMYK

“Aidai onu pinodapot, podapot onu inaidan” Sehan Salim Landjar

RADAR TOTABUAN

Bupati Boltim

SENIN, 18 MARET 2013

ART: GUFRAN

Rolling Molor BOLTIM – Rolling jabatan eselon II Boltim makin molor. Padahal telah diagendakan rolling tersebut akan digelar pada akhir Februari 2013 lalu, namun hingga minggu ketiga Mar e t ini belum a d a tanda-

kan. Sedangkan, sudah disebut-sebut jika pelaksanaan rolling bagi pejabat eselon II sudah disetujui Pemrpov Sulut lewat SK yang kini dikantongi Badan Pertimbangan Jabatan dan Pangkat (Baperjakat). Ismail Mokodompit, warga Tombolikat, mendesak pelaksatannaan rolling d a dilakukan serolling cepatnya dilaku- a g a r para pejabat tak terusterusan merasa dihant u i deng a n rencana rolling tersebut. Sehan Landjar “Kenapa

harus dilakukan secepatnya, agar pejabat khususnya eselon II menjadi nyaman bekerja. Untuk saat ini saya yakin mereka tidak nyaman bekerja sehingga imbasnya tidak maksimal menjalankan tugas dan fungsinya,” nilai Ismail. Sempat ditegaskan Sekretaris Daerah (Sekda) Muhammad Assagaf bahwa lebih dari separuh pejabat Boltim saat ini akan dirolling ke posisi baru. Baik ke jabatan setingkat Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) ataupun sebagai staf ahli bupati. Kabag Humas Eko R Marsidi kepada wartawan Minggu (17/3) kemarin mengaku belum tahu kapan pelaksanaan rolling. “Besok pak bupati masih ke Jakarta ada agenda disana. Soal rolling saya belum tahu kapan digelar,” jelas Eko. (end/ryo)

HALAMAN 3

Mahasiswa Boltim di Minahasa Butuh Asrama BOLTIM – Ratusan mahasiswa asal Boltim yang sedang mengenyam pendidikan di Universitas Negeri Manado (Unima) butuh asrama tempat tinggal. Keinginan tersebut disampaikan langsung para mahasiswa kepada bupati Boltim Sehan Salim Landjar, di Tondano, Minggu (17/3) kemarin. “Untuk saat ini kami tinggal di koskosan,” kata sejumlah mahasiswa. Menanggapi keluhan mereka, Sehan Landjar berjanji akan menindaklanjuti-

ADVERTORIAL

nya. Eyang mengatakan, sudah merencanakan pembangunan asrama bagi mahasiswa Boltim di Unima namun masih mencari lahan yang pas. “Jika sudah ada lahan akan dibangunkan asrama mahasiswa Boltim,” ujar Sehan di hadapan mahasiwa saat membuka Musyawarah Besar Ikatan Pelajar Mahasiswa Indonesia (IPMI) Boltim, kemarin. Eyang mengaku akan memprioritaskan pembangunan pendidikan bagi putraputri Boltim. Tak hanya yang ku-

liah di Unima, seluruh mahasiswa Boltim yang tersebar di daerah-daerah lain akan diperhatikan oleh pemerintah daerah. “Saya ingin agar dilakukan pendataan seluruh pelajar dan mahasiswa Boltim yang menempuh pendidikan di luar daerah. Akan banyak program dari pemerintah untuk pengembangan SMD lewat pendidikan dan saya harap anakanak (mahasiswa) tak patah semangat dalam mengejar cita-cita,” pungkas dia. (end/ryo)

Hanya 35 Koperasi ‘Sehat’

KSP Segera Ganti Badan Hukum

BOLTIM - Kantor Koperasi Usaha Kecil Menengah dan Pasar mendesak seluruh koperasi yang beroperasi di Boltim untuk menggelar Rapat Anggota Tahunan (RAT). Samad Lentang, kepala kantor tersebut mengatakan, hanya sebagian kecil dari koperasi di Boltim yang sehat. “Boltim miliki 85 unit koperasi dan 35 diantaranya dinyatakan sehat,” kata dia Minggu (17/3) kemarin. Menurut dia, koperasi yang dianggap sehat adalah yang melaksanakan RAT rutin setiap tahun serta tepat waktu tutup buku. “Pengurusannya jelas dan keuangannya diaudit oleh akuntan public. Persyaratan terbaru menggunakan logo koperasi baru,” jelas dia. Demi menyehatkan koperasi, SKPD yang dia pimpin akan membina manajemen, keuangan dan hal lain di tiap koperasi. “Direncanakan tahun depan semua desa sudah berdiri koperasi sesuai diamanatkan UndangUndang Nomor 17 Tahun 2012,” pungkas dia. Ada tiga jenis koperasi yakni koperasi usaha, konsumen dan produsen. “Sehingga Koperasi Simpan Pinjam segeralah merubah badan hukum. Kewajiban merubah badan hukum itu terhitung tiga tahun sejak tahun ini. Nantinya koperasi tersebut setara dengan BUMN dan BUMD dan bisa mengikuti tender,” pungkas dia. (end/ryo)

ADVERTORIAL

Bupati Boltim Sehan Salim Landjar membuka Mubes IPMI Boltim

Bupati Pukau Civitas Akademika UNIMA Jadi Pembicara Seminar

BUPATI Bolaang Mongondow Timur (Boltim) Sehan Salim Landjar kembali duduk sebagai narasumber seminar. Kali ini, ia menjadi pemateri dalam seminar yang digelar Ikatan Pelajar Mahasiswa Indonesia (IPMI) Boltim Universitas Negeri Manado (UNIMA) dengan tema Peran Perguruan Tinggi Dan Pemerintah Dalam Pembangunan Daerah, Minggu (17/3). Selama hampir dua jam, Sehan Landjar mema-

parkan materi menyangkut pentingnya tiga pilar pembangunan serta peran mahasiswa dan kalangan intelektual dalam mewujudkan cita-cita demokarasi, terwujudnya masyarakat sehat, sehat dan sejahterah. Dalam pemaparan materi itu, bupati juga ikut memberi penguatan-penguatan terhadap lebih dari seratus mahasiswa Boltim menyangkut perubahan paradigma mereka pasca kaluar dari kampus dan sudah menyandang gelar sarjana (S1). “Jadi sebagai pemimpin bukan yang dip-

impin. Jadi sebagai pemberi gaji bukan yang digaji dan memerintah bukan yang diperintah. Ingin seperti itu maka hapus tujuannya anda (mahasiswa) untuk mengejar PNS. Jadilah entrepreneur,” ujar bupati di hadapan mahasiswa dan Pembantu Rektor IV Idar Domu. Secara khusus, kepada mahasiswa Boltim yang bupati berpesan agar menjadi bagian dari masyarakat yang partisipatif dan produktif dalam mendukung program-program yang dijalankan pemerintah. (end/adv)

Pemkab Boltim Apresiasi Pelantikan Bupati-Wabub Minahasa Bupati Hadiri Langsung Pelantikan JWS-IVANSA PELANTIKAN terhadap Bupati Kabupaten Minahasa Drs. Jantje Wowiling Sajow (JWS) dan Wakil Bupati (Wabub) Ivan Sarundajang (Ivansa) di Wale Ne Tou, Tondano, Minggu (17/3), diapresiasi oleh pemerintah Kabu-

paten (pemkab) Bolaang Mongondow Timur (Boltim). Apresiasi yang tinggi itu tergambar dari kehadiran langsung Bupati Boltim Sehan Landjar dan jajarannya dalam acara pelantikan Bupati dan Wabub Minahasa pilihan rakyat Minahasa. Bupati Boltim memberikan ucapan selamat dengan berjabat tangan langsung dengan pa-

sangan JWS-Ivansa telah resmi dilantik sebagai Bupati dan Wabub periode 2013-2018. Ia berharap, kabupaten Minahasa ditangan kedua kepala daerah dan wakil kepala daerah yang baru itu akan semakin maju berkembang. “Selamat untuk pelantikan pemimpin baru Minahasa, semoga di tangan kedua pemimpin JWS-IVANSA, kabupaten Minahasa akan semakin baik,” tuturnya. (end/adv)

Penandatanganan berita acara deklarasi organisasi IPMI Boltim

Sehan Salim Landjar BUPATI

Bupati memukau civitas akademika dengan menjadi pembicara dalam seminar bertemakan Peran Perguruan Tinggi Dan Pemerintah Dalam Pembangunan Daerah

Peserta seminar yang terdiri dari mahasiswa Boltim dan mahasiswa dari lainnya serius mendengarkan materi yang dipaparkan bupati.

Medy Lensun WAKIL BUPATI


RADAR TOTABUAN SENIN, 18 MARET 2013

ART: MAULANA

Mayulu Tolak Dua Dapil

KINERJA

2 Tahun DKP Tidur?

Rifai : Dapil Bolsel Sudah Final

SELAMA dua tahun sejak 2011 hingga 2012, Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang dibebankan ke Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) Kabupaten Bolmong Selatan (Bolsel), tidak mengalami peningkatan alias stagnan. Hal ini terkuak ketika Sekretaris Daerah (Sekda) Bolsel, Tahlis Galang SIP, mengatakan, bahwa sejak 2011 silam hingga 2012, PAD yang ada di DKP tidak ada peningkatan, termasuk ekonomi kemasyarakatan. Data ini menurut Tahlis, diperoleh dari Badan Pusat Statistik (BPS). “Tingkat perekonomian kemasyarakatan terutama bagi nelayan sangat jauh dari harapan. Padahal, tidak sedikit bantuan kucuran dana melalui kelompokkelompok nelayan diantaranya bantuan sarana penangkapan ikan seperti katingting dan lain sebagainya,” ujar Tahlis. Lanjutnya, Bolsel sendiri memiliki Balai Benih Ikan (BBI), namun kenyataanya tidak bisa menopang ekonomi masyarakat. Tahlis juga menyebutkan, mungkin ada yang salah dalam penyaluran bantuan, sehingga bantuan yang ada tidak mampu meningkatkan perekonomian masyarakat. Padahal di Bolsel sendiri sebagian masyarakat menggantungkan hidupnya pada mata pencaharian sebagai nelayan. “Minimal sebelum program itu dijalankan instansi teknis sudah mengkaji apa yang diinginkan masyarakat, namun meski begitu besar bantuan yang disalurkan tidak membuahkan hasil,” jelasnya. Dijelaskannya lagi, persoalan yang ada di DKP, bisa saja karena pengawasan dari Dinas tidak berjalan. Sehingga, diharapkan kedepan nanti siapapun yang menjadi kepala di DKP harus mampu memecahkan persoalan yang dihadapai oleh para nelayan. “Kedepan kepala DKP harus mampu memecahkan masakah, minimal bisa menopang perekonian masyarakat,” tutupnya. (eka/oni)

MOLIBAGU – Rencana penetapan Bolmong Selatan (Bolsel) menjadi dua Daerah Pemilihan (Dapil) oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) Pusat, tak hanya mendapat reaksi keras dari sejumlah legislator dan pimpinan-pimpinan Partai Politik (Parpol) di Bolsel. Bupati Hi Herson Mayulu SIP, yang juga Ketua DPC

Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Bolsel, juga ikut memprotes soal rencana penetapan dua Dapil tersebut. Menurut Mayulu, keputusan yang berubah-ubah dari KPU itu, hanya membuat kegaduhan politik. Awalnya yang menetapkan Bolsel menjadi tiga dapil adalah KPU sendiri. Sekarang berubah lagi. Bukan lagi tiga Dapil seperti yang sudah ditetapkan oleh KPU Daerah, dengan alasannya karena aturan. “Berarti aturan yang di-

Teken Draf Persyaratan PBMR MOLIBAGU – Sempat memancing kegaduhan lantaran belum menanda tangani dokumen persyaratan pembentukan Provinsi Bolaang Mongondow Raya (PBMR), Bupati Bolmong Selatan (Bolsel) Hi Herson Mayulu SIP, akhirnya meneken berkas tersebut. Mayulu sendiri belum menandatangani berkas tersebut, dikarenakan ada beberapa faktor termasuk soal letak ibu kota dan tapal batas antar Kabupaten di Bolmong Raya. Menurutnya, letak ibu kota perlu dikaji kembali. Begitu juga dengan tapal batas antar kabupaten di Bolmong Raya, harus segera diselesaikan agar tidak akan memicu persoalan di kemudian hari. Namun, dengan berbagai pertimbangan, akhirnya Mayulu menandatangani dokumen persyaratan pembentukan PBMR di Universitas Dumoga Kotamobagu (UDK), pada Jumat pekan lalu, usai melaksanakan sholat Jumat. Menurut Efendi Abdul Kadir, personil Komite

Rakyat, Bupati Bolsel adalah tokoh terdepan pembentukan PBMR. Sebab, sejak 2002 lalu ketika isu provinsi sudah mulai digaungkan oleh sejumlah elemen masyarakat, dirinya adalah tokoh pertama yang mendukung. “Bupati Bolsel tidak tergesa-gesa menandatangani dokumen pembentukan PBMR. Itu semua bukan karena tidak ada alasan, tapi karena beliau telah mengkaji terlebih dahulu secara akademis dan politis,” jelas Efendi. Lanjutnya, sikap Mayulu ini patut diberikan apresiasi. Karena dengan sportif dirinya menandatangani dan menyetujui letak provinsi di Kota Kotamobagu (KK). “Bupati Bolsel dengan jentel datang ke UDK dan menandatangani

Siapa yang tak kenal dengan Hj.Mak sang Ratu kejantanan dari tanah jawa karena beliaulah yang pertama kali menemukan sistim pengobatan secara tradisional dan spiritual, tidak menggunakan bahan kimia, tidak suntik atau silikon. Banyak sekali pengobatan yang cara dan sistemnya sama tapi disinilah satu-satunya tempat yang sudah terbukti menolong ribuan pasien. Anda ragu dan kurang percaya diri? Datang dan buktikan ke tempat kami! Kami siap membantu anda yang ingin menambah ukuran alat vital. Perbesar, perpanjang, kuat dan tahan lama hasil bisa dibuktikan ditempat. Dijamin alami, aman tidak ada efek samping karena kami menggunakan ramuan tradisional yang dibantu dengan doa untuk menghasilkan pengobatan yang sempurna, permanen untuk seumur hidup.

MENYEMBUHKAN BEKAS SUNTIK SILIKON ATAU MENGHILANGKAN BAHAN KIMIA

MAHAR Rp. 600.000,-

ALAMAT PRAKTEK:

Jln. Raya Ahmad Yani Kelurahan Biga Depan Masjid Al Munawaroh Biga Sebelah Kanan Ada papan nama depan rumah. (Pindahan dari Kampung Baru)

dapil. Memang benar yang kita ajukan tiga dapil. Kami sudah berjuang tapi KPU pusat tetap memutuskan dua dapil untuk Bolsel,” terangnya. Rifai juga menambahkan, tak hanya Bolsel yang ditetapkan dua dapil. Bolmong Timur (Boltim), yang juga memiliki 20 kursi di DPRD dan lebih banyak penduduknya dibanding Bolsel, hanya di tetapkan menjadi dua dapil juga oleh KPU pusat. Padahal, Boltim juga sama seperti Bolse, yang mengajukan tiga dapil. “Bolsel dan Boltim, sama-sama

mengajukan tiga dapil, tapi KPU pusat memutuskan untuk menetapkan dua dapil untuk dua daerah ini,” jelas Rifai. (eka/oni)

dokumen pembentukan PBMR. Dirinya dengan

sikap yang tegas menyatakan dukungan agar PBMR

segera terbentuk,” terang Abdul Kadir. (eka/oni)

“Berarti aturan yang digunakan KPU daerah dan di pusat berbeda. Ini sama saja memancing kegaduhan politik. Jika hanya dua dapil, saya menolak itu,”

Herson Mayulu

Herson Mayulu

KABAR GEMBIRA BAGI WARGA KOTAMOBAGU DAN SEKITARNYA

KHUSUS PRIA

gunakan KPU daerah dan di pusat berbeda. Ini sama saja memancing kegaduhan politik. Jika hanya dua dapil, saya menolak itu,” ujar Mayulu dengan nada lantang. Sementara itu, menurut pengakuan anggota KPU Provinsi, Rifai Poli, bahwa pihaknya sudah semaksimal mungkin berusaha agar Bolsel mendapat tiga dapil, seperti yang sudah ditetapkan oleh KPU daerah. Namun, pihak KPU pusat tetap saja menetapkan kalau Bolsel hanya dua dapil. “Bolsel sudah final dua

Bupati Bolsel Menyerah

Spesialis terbesar seluruh Indonesia dan terpercaya Pusat Pengobatan Alat Vital Pria dan Wanita bersama Raja Pembesar Burung ditangani langsung oleh ahlinya Hi. Aa Asep Nurdin dan anak asli Hj. Mak Erat. Buka praktek di Kotamobagu Izin Kejaksaan Negeri Manado Nomor : B - 03/R.1.10/DSP/11/2010.

L e m a h S y a h w a t , I m p o t e n s i , M a n i E n c e r, P e r b e s a r, Perpanjang, Ejakulasi Dini, Kencing Batu, Kencing Manis Darah Tinggi + Stroke.

HALAMAN 4

Minyak Ramuan Terbatas

KHUSUS WANITA

Perbesar Payudara, Gurah Vagina, Putihan/ Pektay, Ingin Punya Keturunan dan Menambah Keharmonisan Rumah Tangga agar Suami Tidak Selingkuh, Pasang Susuk.

Buka Praktek Jam 8.00 s/d 21.00 wita. Buka Tiap Hari No. HP 0812 4500 0185 Pasien jangan mudah percaya pengobatan lain karena pengobatan kami yang pertama di kotamobagu

MENGHILANGKAN BEKAS SUNTIKAN SILIKON KAMI JUGA MELAYANI SUSUK, PENGHASILAN JODOH, INGIN PUNYA KETURUNAN DAN MENAMBAH KEHARMONISAN RUMAH TANGGA RAMUAN TERBATAS... !!! BERGARANSI DAN BETUL-BETUL BERTANGGUNG JAWAB (LANGSUNG REAKSI DITEMPAT) MAMBANTU PASIEN SAMPAI TUNTAS

EKA/RADAR TOTABUAN

Bupati Bolsel Hi Herson Mayulu SIP, yang juga Ketua DPC PDIP Bolsel, ikut menghadiri pendaftaran pasangan calon Walikota dan Wakil Walikota Djelanti Mokodompit dan Rustam Simbala, yang di usung Partai Golkar dan PDIP di KPUD Kota Kotamobagu (KK).

Dua Cawabup Tes Kesehatan Ibrahim : Akhir Maret Pilwabup Digelar

MOLIBAGU – Dua Calon Wakil Bupati (Cawabup) Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel), Samsul Bahri Badu dan Iskandar Kamaru, Senin (18/3) hari ini, akan menjalani permeriksaan kesehatan. Pemeriksaan kesehatan kepada kedua kandidat ini, akan dilakukan di Rumah Sakit Prof Kandow Malalayang, di Manado. Personil Panitia Khusus (Pansus) Wabup, Ibrahim

Podomi mengatakan, tes kesehatan bagi calon wabup merupakan bagian dari persyaratan. “Ini kan sudah masuk pada tahapan. Sehingga, hasil dari pemeriksaan kesehatan dari dua calon wabup ini akan diserahkan ke Pansus sebagai bagian dari persyaratan,” ujar Podomi. Lanjut dia, bahwa berkas dari dua calon itu sudah dilakukan pemeriksaan, termasuk Ijasah dan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK). Menurut politisi Golkar ini, dipastikan pada Maret ini juga pemilihan Wabup akan digelar, sambil menunggu tahapan yang sedang berjalan. Seperti diketahui, ke

Ibrahim Podomi

dua Cawabup yang akan bertarung memperebutkan posisi Wakil Bupati, masing-masing diusung oleh partai pengusung. Sampul Bahri Badu diusung Partai aAmanat Nasional (PAN) dan Iskandar Kamaru oleh Partai Buruh. (eka/oni)

Berdasarkan Hasil Uji Kompetensi

Utiah Jabat Kadis DKP

MOLIBAGU – Setelah Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolmong Selatan (Bolsel) menggelar uji Kompetensi melalui Fit and Proper Tes terhadap tiga pejabat kandidat Kepala Dinas Kelautan Perikanan (DKP), pada Kamis (14/3) pekan lalu, masing-masing Ahmadi Modeong, Aramin Tangahu dan Adharto Utiah. Akhirnya panitia penguji yang diketuai Sekretaris Daerah (Sekda) Tahlis Galang SIP, memutuskan Adharto Utiah menjabat Kepala DKP.

Menurut sejumlah elemen masyarakat Bolmong Raya, uji kepatutan dan kelayakan yang diterapkan Bupati Bolsel bagi pejabat yang ingin menduduki jabatan eselon II, merupakan bentuk verifikasi apakah pejabat itu layak atau tidak. “Uji kompetensi yang dilakukan Pemkab Bolsel, merupakan langkah maju dari Pemkab untuk menata menejemen pemerintahan dan birokrasi di Bolsel. Sehingga, pejabat yang dihasilkan dari Uji kepa-

Adharto Utiah

tutan adalah pejabat yang berkualitas dan memilikì skil sesuai yang dibutuhkan oleh pimpinan untuk melaksanakan Tupoksinya demi Pelayanan kepada Masyarakat,” ujar Efendi Abdul Kadir, Ketua LSM LPKEL Reformasi Bolmong Raya. Menurut aktivis LSM ini, keberadaan Tahlis Galang, sebagai Sekda baru di Bolsel, dinilai sangat memahami maksud dan tujuan Bupati dalam hal menata pemerintahan yang profesional, agar pelayanan terhadap masyarakat tidak terhambat. “Langkah Pemkab ini patut mendapat respon positif dari semua stake holder termasuk PNS dan pimpinan SKPD di Bolsel. Sebab, sebagai daerah baru, Bolsel harus menerapkan sistem atau pola-pola khusus untuk memajukan daerah,” ujar Efendi. (eka/oni)


C M Y K

RADAR TOTABUAN

SENIN, 18 MARET 2013

ART: MAULANA

HALAMAN 5

KPU KK TutupPendaftaran Pilwako 5 Pasangan Calon Resmi Mendaftar di KPU KK DINAMIKA

Caleg 2014 Harus Siap Mental MESKI pemilihan umum legislatif (Pileg) akan digelar 2014 mendatang, namun saat ini semakin banyak figur yang mulai mencari simpatik. Menurut pengamat politik Bolmong Raya, Drs H.Syamsudin Akub, itu merupakan hal yang wajar. “Memang sudah harus seperti Syamsudin Akub itu. Siapa yang ingin mencalonkan diri sebagai Caleg, harus mencari simpatik dan dukungan dari rakyat sebanyak-banyaknya,” kata mantan anggota DPRD Bolmong dua periode ini. Tapi tambahnya, si caleg bukan hanya memiliki itu, tapi harus mempersiapkan mentalnya. “Dalam arti, harus siap menang dan kalah. Jangan karena tidak terpilih sebagai anggota dewan, lalu mentalnya drop dan terjadi hal-hal yang tidak diinginkan,” tambahnya. Sebab katanya, ada beberapa alasan seseorang itu berkeinginan menjadi anggota dewan. Diantaranya, ingin mencari popularitas, karena faktor sosial, dan yang benar-benar ingin memperjuangkan kepentingan rakyat. “Jangan sampai orientasinya hanya karena uang. Sehingga begitu tidak jadi, mentalnya drop,” tukas Akub. Ditambahkannya, pada saatnya nanti masyarakat pun harus selektif dan objektif memilih wakilnya yang akan duduk di dewan. Sehingga setelah terpilih, si anggota dewan hanya ‘Datang, Duduk, Dengar, Diam dan Duit’. “Anggota dewan itu pun harus memiliki SDM yang handal sehingga benar-benar mempunyai kopetensi, kapasitas, kapabilitas dan moralitas,” jelas. (fan)

KOTAMOBAGU – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Kotamobagu menutup pendaftaran pasangan bakal calon wali kota dan wakil wali kota kotamobagu. Sesuai jadwal, masa pendaftaran dibuka mulai 10 Maret sampai 16 Maret 2013. “Pukul 24.00 wita batas akhir pendaftaran. Lewat dari situ, kami tidak menerima lagi,” tegas Ketua KPU KK Nayodo Koerniawan. Setelah ini sambung Nayodo, tahapan selanjutnya adalah pemeriksaan kesehatan terhadap pasangan calon. “Kemungkinan pemeriksaan kesehatan dilakukan di salah satu rumah sakit di Manado,” tambahnya. “Hasil pemeriksaan kesehatan tentang kemampuan rohani dan jasmani pasangan calon wali kota dan wakil wali kota akan disampaikan oleh tim dokter yang ditunjuk KPU,” jelasnya. Hingga hari terakhir masa pendaftaran Sabtu (16/03), ada 5 pasangan calon yang mendaftar. Pendaftar pertama adalah pasangan Tatong Bara-Jainuddin Damopolii yang diusung Partai Amanat Nasional (PAN), Kamis (14/3/2013). Kemudian pasangan Nurdin Makalalag-Sahat Robert Siagian didaftarkan oleh PBB, PDP dan PPRN pada Jumat (15/3/2013). Sore

Nayodo Kurniawan

harinya giliran pasangan Djelantik Mokodompit dan Rustam Simbala Pasangan ini diusung oleh dua partai besar, Partai Golkar dan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP). Hari terakhir, Sabtu (16/03) pukul 16.00 wita, pasangan bakal calon Muhammad Salim Landjar dan Ishak Sugeha yang diusung 4 partai politik yakni; Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), Partai Keadilan Sejehtera (PKS), Partai Persatuan Pembangunan (PPP) dan Partai Demokrat. Malamnya sekira pukul 21.00 wita, 15 partai gabungan yang mengusung Lucky Mangkey dan Toan Tongkasi. Pasangan bakal calon dari pargab ini diusung; PKPB, PPPI, PKPI, Pakar Pangan, PMB, PDK, Republikan, Pelopor, PDS, PNBKI, PK, PPNUI, PSI, dan PBR. (fan)

ADVERTORIAL

IRGY/RADAR TOTABUAN

LARIS: Calon Walikota Muhammad Salim Landjar dan Calon Wakil Walikota Ishak Sugeha saat mendaftar di KPU KK, Sabtu (16/3).

Koalisi Pargab ‘Nyaris’ Tereliminasi KOTAMOBAGU – Koalisi partai gabungan (Pargab) non seat ‘nyaris’ tereliminasi saat mendaftar di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Kotamobagu, Sabtu (16/03). Gabungan 15 partai politik (Parpol) yang mengusung Lucky Mangkey dan Toan Tongkasi sebagai pasangan bakal calon wali kota dan wakil wali kota ini datang di Media Center KPU Kotamobagu yang menjadi tempat pendaftaran sekira pukul 21.00 wita. Berbeda dengan sejumlah pasangan calon yang mendaftar, pendaftar ke lima ini tidak membawa

IRGY/RADAR TOTABUAN

Usung Lucky Mangkey-Toan Tongkasi, Jadi Pendaftar Terlama

massa pendukung melainkan hanya pengurus teras parpol pengusung. Saat mendaftar, ada beberapa berkas yang tidak dipenuhi parpol pengusung sebagai syarat mutlak ketika div-

RADIVA88 A U TO

SHOW ROOM & RENT CAR

Jl. Daan Mogot No. 17 Tikala Manado Telp. 0431-873966, 3320000, 0811434063

No. Kendaraan

Bolmut Ucapkan Selamat Kepada JWS-Ivansa JANTJE W Sajouw dan Ivan Sarundajang (JWS-Ivansa), merupaka kandidat yang bertarung pada Pemilukada Minahasa beberapa waktu lalu, kini sah menjabag sebagai Bupati dan Wakil Bupati di Kabupaten Minahasa. Prosesi pelantikan pasangan Bupati dan Wakil Bupati ini pun berjalan hikmat. Dimana proses pelantikan dan pengambilan sumpah digelar Paripurna Istimewa di Gedung DPRD Minahasa. Dalam catatan perjuagan kedu a pasangan ini, bahwa H a s i l pleno rekapitulasi suara Pemilihan Kepa-

la Daerah (Pilkada) Minahasa yang dilakukan oleh KPU Minahasa, Senin (17/12) menempatkan pasangan calon dengan nomor urut 4, JWS-Ivansa sebagai pemenang. Denga perolehan suara sebanyak 78.521 suara atau 36,96 persen dari total Daftar Pemilih Tetap (DPT). Ivan Sarundajang merupakan putra Gubernur Sulawesi Utara, SH Sarundajang. Ivan dalam Pilkada Minahasa berpasangan dengan Janthe W Sajouw, yang sebelumnya menjabat sebagai Wakil Bupati. Minahas kini telah memiliki pemimpin baru yang dipilih langsung oleh masyarakatnya. Dengan demikian semoga hal tersebut membawa minahasa menjadi daerah yeng lebih baik lagi. Maka dari pada itu, pemerintah

Drs Hi Hamdan Datunsolang MM BUPATI

dalam hal ini, Bupati, Drs Hi Hamdan Datunsolang MM, dan Wakil Bupati, Drs Hi Depri Pontoh, Sekretarsi Kabupaten (Sekkab) Drs Reky Posumah MSi, dan segenap jararan pemerintah serta seluruh masyarakat kabupaten Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) mengucapkan, selamat atas dilantiknya pasangan Bupati, Janthe W Sajouw dan Wakil Bupati, Ivan Sarundajang semoga dibawah kemudi roda pemerintahan keduanya mampu serta dapat menciptakan harapan baru serta cita-cita masyarakat minahasa yang l e b i h baik lagi khususnya untuk sulawesi utara. (ril/adv)

Drs Hi Depri Pontoh WAKIL BUPATI

Drs Hi Reky Posumah MSi SEKDA

1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. 29. 30. 31. 32. 33. 34. 35. 36. 37. 38. 39. 40.

Toyota Fortuner G 2.7 A/T Toyota Previa 2.5 A/T Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Inova J M/T Toyota Vios M/T Toyota Inova V A/T Toyota Vios M/T Toyota Kijang LGX Diesel Nissan X-Trail St 2.5 A/T Nissan X-Trail Xt 2.5 A/T Nissan X-Trail St 2.5 A/T Toyota Corola Nissan Terrano Spirit Honda CRV 2.0 A/T Honda City V-Tec A/T Daihatsu Terios A/T Daihatsu Terios TX Daihatsu Terios Adventure Daihatsu Terios Adventure Daihatsu Xenia 1.3 Sporty Daihatsu Xenia 1.3 Sporty Daihatsu Xenia 1.3 Sporty Daihatsu Xenia 1.0 Sporty Daihatsu Xenia 1.3 Family Daihatsu Xenia 1.3 Delux Plus Daihatsu Xenia 1.3 Delux Plus Honda Stream A/T 1.5 Daihatsu Ferosa Suzuki X Over M/T Honda All New Jazz Toyota Avanza Toyota Avanza S 1.5 Toyota Rush S Nissan Extrail 2.5 ST A/T All New CRV 2.0 A/T

Warna

Hitam Grey Built Up Hitam Grey Hitam Abu-Abu Met. Hitam Hitam Silver Hitam Hitam Merah Biru Grey Grey Grey Biru Tua Biru Tua Biru Abu-Abu Met. Putih Hitam Biru Silver Silver Merah Maroon Hijau Tua Hitam Silver Silver Hijau Silver Stone Merah Hitam Silver Silver Hitam Hitam Hitam Hitam

Tahun 2010 2002 2011 2011 2010 2010 2009 2008 2011 2004 2006 2008 2000 2005 2004 2004 1998 2002 2000 2007 2011 2009 2009 2007 2011 2011 2007 2010 2009 2009 2007 2005 1996 2010 2008 2006 2010 2010 2010 2007

Harga 375 Jt 385 Jt 150 Jt 150 Jt 145 Jt 145 Jt 140 Jt 135 Jt 185 Jt 120 Jt 160 Jt 170 Jt 90 Jt 175 Jt 165 Jt 160 Jt 70 Jt 125 Jt 135 Jt 160 Jt 210 Jt 165 Jt 170 Jt 160 Jt 145 Jt 145 Jt 120 Jt 135 Jt 130 Jt 128 Jt 110 Jt 160 Jt 75 Jt 175 Jt 175 Jt 110 Jt 155 Jt 180 Jt 310 Jt 285 Jt

erifikasi tim KPU. Dimana sekretaris dua parpol belum menandatangani berkas pasangan yang akan diusung. “Yang menandatangani berkas pasangan calon harus ketua dan sekretaris parpol pengusung. Nah, kalau sekretaris tidak menandatangani, maka berkas tidak sah,” ujar komisioner KPU KK Amir Halatan kepada sejumlah wartawan. Artinya jelas Amir, dengan demikian maka syarat partai gabungan mengusung pasangan calon tak terpenuhi. Karena syarat minimal 15 persen jumlah perolehan suara di Pemilu lalu tidak capai. “Yang mengusung pasangan ini ada 14 parpol gabungan. Jika dua parpol sekretarisnya tidak ikut menandatangani berkas, jumlah parpol pengusung berkurang 2. Otomatis syarat 15 persen juga tidak tercapai,” jelas Amir. Hanya saja pihak KPU memberikan waktu hingga pukul 24.00 wita kepada pargab untuk melengkapi berkas. Memasuki injuri time batas pendaftaran, Partai Bintang Reformasi (PBR) menyatakan bergabung. PBR sendiri pada Pemilu lalu memiliki wakil di parlemen dengan jumlah perolehan suara 2072 suara. Begitu juga dua sekretaris parpol akhirnya datang menadantangani berkas pasangan calon. “Dengan demikian, maka syarat partai gabungan untuk mengusung satu pasangan bakal calon wali kota dan wakil wali kota dinyatakan memenuhi, dan diterima oleh KPU,” ujar tim verifikasi. Meski sudah terdaftar, pihak KPU sendiri masih akan melakukan verifikasi berkas lagi terhadap seluruh pasangan bakal calon. “Nanti akan diverifikasi kembali. Ada waktu untuk melengkapi berkas sebelum penetapan pasangan bakal calon,” kata Amir mengakhiri. Pasangan bakal calon dari pargab ini diusung 15 parpol yakni; PKPB, PPPI, PKPI, Pakar Pangan, PMB, PDK, Republikan, Pelopor, PDS, PNBKI, PK, PPNUI, PSI, dan PBR. (fan)


RADAR TOTABUAN

OLAHRAGA SENIN, 18/ MARET 2013

ART: JC_DONDO

HALAMAN 6

KPSI Resmi dibubarkan

Kongres Luar Biasa PSSI

La Nyalla Waketum PSSI MESKI sebelumnya sempat tidak ada keputusan pembubaran KPSI, namun akhirnya sesuai kesepakatan peserta KPSI akhir dibubarkan dengan ditandatangani resmi pembubaran tersebut. Hal itu disampaikan pentolan KPSI, La Nyalla Matalitti, yang menegaskan, tidak ada lagi KPSI setelah Kongres Luar Biasa PSSI hari ini (17/3), di Hotel Borobudur. “KPSI setelah KLB ini sudah tidak ada lagi. KPSI sudah dibubarkan,” tegas La Nyalla kepada wartawan seusai KLB PSSI, Minggu (17/3).

Selain itu, enam exco yang sebelumnya dikatakan dipecat, dan diklaim La Nyalla telah mendapat persetujuan FIFA, ternyata untuk sementara hanya diskors sampai kongres berikutnya yang berstatus kongres biasa. KPSI resmi dibentuk pada 28 Desember 2011 sebagai klimaks ketidakpuasan terhadap PSSI yang dipimpin Djohar Arifin. Sejumlah persoalan menjadi alasan para pendukung KPSI tidak lagi mengakui PSSI. Salah satu pemicunya ialah keberatan sejumlah klub terhadap rencana PSSI menambah klub peserta

liga dari 18 menjadi 24 dan rencana audit PT Liga Indonesia. Mulanya, buntut perseteruan di tubuh PSSI juga semakin mencuat setelah PSSI memecat empat anggota exco karena yaitu Roberto Rouw, Erwin Dwi Budiawan, Tonny Apriiani dan La Nyalla Mattalitti. Merekalah yang bergerak menggalang anggota PSSI yang lain untuk mengajukan mosi tidak percaya terhadap PSSI. KPSI pun membuat liga tandingan yaitu Indonesia Super League.Sementara PSSI memayungi Indonesia Premier League (IPL). Timnas pun ikut terbelah. KPSI sempat memiliki Timnas sendiri yang

berisi pemain-pemain dari ISL, namun tidak mendapat pengakuan dari FIFA. Kisruh PSSI dan KPSI mulai melunak setelah FIFA dan AFC menginstruksikan agar kedua pihak berdamai. Hingga keduanya sepakat melakukan KLB 17 Maret ini. Kongres membahas unifikasi liga,revisi statuta, pengembalian empat anggota komite eksekutif dan pembubaran KPSI. Sebelumnya,KPSI juga sudah sepakat mendukung satu timnas yang akan berlaga di kualifikasi Piala Asia 2015.KPSI pun bisa menempatkan beberapa tokohnya di Badan Tim Nasional, seperti pemilik klub Persisam Samarinda Harbiansyah Hanafiah. Dalam Kongres Luar Biasa (KLB) PSSI 2013, La Nyalla Matalitti diputuskan sebagai wakil ketua umum PSSI. Hal itu disampaikan Ketua Umum Djohar Arifin seusai KLB hari ini (17/3) Di Hotel Borobudur, Jakarta. Namun, Farid Rahman tidak dicopot dari jabatannya sebagai waketum PSSI. Farid saat ini terkena skors sampai kongres PSSI berikutnya. Farid juga termasuk dalam enam ang-

gota komite eksekutif (Exco) yang dikenai skors atas permintaan peserta KLB, karena melakukan walk out saat kongres berlangsung. “Dalam KLB, mayoritas voters mengajukan satu wakil ketua umum lagi dan empat anggota exco tambahan, tentu ketum akan perhatikan itu semua,” jelas Djohar seusai KLB, Minggu (17/3) di Hotel Borobudur. “Oleh itu, karena mayoritas voters meminta La Nyalla jadi wakil ketum, dan empat anggota exco baru yaitu, Zulfadli, Djamal Azis, La Siya, dan Hardi Hasan, maka kita putuskan demikian dalam kongres,” terangnya. Jadi, struktur kepengurusan PSSI saat ini ada satu ketua umum, dan dua wakil ketua umum. Tambahan empat orang itu juga membuat jumlah exco kini menjadi 15 orang. “Penambahan jumlah exco itu tercantum dalam revisi statuta PSSI,” tutupnya. (okz/guf)

Dua Ganda Kandas, Indonesia Tanpa Gelar BASEL – Harapan Indonesia untuk membawa pulang satu gelar juara di Swiss Open harus kandas. Pasalnya, langkah dua ganda Garuda harus kandas di babak semifinal. Dalam pertandingan di babak semifinal, Minggu (17/3/2013) dini hari WIB, Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir gagal melewati hadangan Zhang Nan/Tang Jinhua. Juara All England itu harus kalah lewat pertarungan tiga game 17-21 21-19 10-21 Setelah sempat kalah pada game pertama dengan skor 21-17, Owi/Butet (Sapaan akrab Tontowi/

Liliyana) berusaha untuk bangkit di game kedua. Hasilnya, mereka berhasil memenangi game kedua dengan skor ketat 21-19. Tapi Owi dan Butet seperti kelelahan di game ketiga. Ganda campuran Indonesia itu langsung tertinggal 10-18 oleh Zhang Nan/Tang Jinhua. Akhirnya, Owi dan Butet harus mengakui keunggulan pasangan China itu dengan skor 10-21. Nasib serupa juga dialami Markis Kido/Alvent Yulianto. Ganda putra Indonesia itu juga harus kalah lewat skor ketat 17-21 21-9 22-20 Chai Biao/Wei Hong

CARSON – Timothy Bradley nyaris menelan kekalahan pertamanya. Sempat terkapar di ronde ketiga setelah menerima pukulan Ruslan Provod-

nikov, Bradley berhasil mempertahankan gelar juara kelas menengah versi WBO. Dalam duel di The Home Depot Center, Min-

INDIAN WELLS - Laju impresif Novak Djokovic akhirnya dihentikan Juan Martin del Potro di babak semifinal Indian Wells. Sukses ini membawa Del Potro ke partai puncak di mana dia akan berjumpa Rafael Nadal. Dalam laga yang berakhir Minggu (17/3/2013) pagi WIB, Del Potro melakukan comeback untuk berbalik mengalahkan Djokovic dalam pertarungan tiga set dengan skor akhir 4-6, 6-4 dan 6-4. Mantan juara AS Terbuka ini sempat tertinggal 0-3 di set penentu. Meski begitu, Del Potro lantas berhasil menyusul setelah dua kali mematahkan servis Djokovic. Del Potro mengakhiri perlawanan petenis rangking satu dunia asal Serbia ini dengan sebuah ace dan menutup pertandingan dalam waktu dua jam 49 menit. Selain membawa Del Potro ke final, hasil ini sekaligus juga memutus rentetan kemenangan Djokovic yang sudah berjalan di 22 pertandingan sejak awal 2013 plus mengantongi dua gelar; Australia Terbuka dan Dubai Terbuka. Terakhir kali Djokovic kalah adalah ketika menyerah dari petenis Amerika Sam Querrey di babak kedua Paris Terbuka, Oktober lalu. “Aku memang tidak layak menang hari ini. Aku banyak membuang peluang di set kedua dan set ketiga dengan melakukan unforced error. Pergerakanku juga buruk, dan aku memberi selamat kepada lawanku,” ungkap petenis berjuluk The Djoker itu yang dikutip Reuters. “Semangat bertarung dia dan terpecahnya konsentrasiku membuatku kalah. Dia (Del Potro) pantas menang karena lebih tenang di saat-saat penting dan dia bermain dengan pukulan yang tepat,” aku Djokovic. (dtc)

del POTRO

Balapan yang Mudah untuk Raikkonen TONTOWI & LILIYANA yang menempati unggulan keenam dalam turnamen ini Sama seperti Owi dan Butet, Markis/Alvent juga sempat kalah pada game pertama dengan skor 1721. Tapi, mereka sempat

bangkit dan membalas di game kedua dengan skor 21-9. Setelah melewati duel sengit. Markis/Alvent harus kalah dari pasangan asal China itu dengan skor 20-22.(okz)

MELBOURNE - Kimi Raikkonen tampil sangat bagus dengan menjurai seri pembuka ajang balap F1 musim ini di GP Australia. Dia menyatakan itu merupakan kemenangan yang mudah baginya. Start dari posisi ketujuh, Raikkonen menjadi juara berkat strategi dua pit stop yang diusung. Driver tim Lotus itu menjadi yang

Nyaris KO, Bradley Pertahankan Gelar WBO

timothy BRADLEY

Kalahkan Djokovic, Del Potro Tantang Nadal

ggu (17/3/2013), Bradley mendapatkan perlawanan dari Provodnikov. Bahkan, petinju 29 tahun itu sempat mengkanvaskan Bradley pada ronde pertama, meski wasit Pat Russell menganggap dia hanya terpeleset. Provodnikov mencoba mengakhiri petarungan. Pada ronde ke-12, Provodnikov kembali berhasil memaksa Bradley mencium kanvas dengan waktu tersisa 30 detik lagi. Beruntung, petinju asal Amerika itu berhasil menang lewat kemenangan angka.

Dua juri masing-masing Jerry Cantu dan Marty Denkin memberikan nilai sama 114-113, sedangkan juri Raul Caiz Jr memberikan angka 115-112 untuk kemenangan Bradley di hadapan 3,000 penonton. Pelatih Joel Diaz mengakui Bradley mendapatkan perlawanan sengit Provodnikov. “Tim terluka di setiap ronde. Dia mencoba membuktikan dengan melakukan jual-beli pukulan. Dia mendapatkan pukulan keras di setiap ronde,” kata Diaz, disadur

dari Ocregister. Dengan kemenangan ini, maka Bradley memperpanjang rekor tak terkalahkan menjadi 30 kali. Petinju yang memiliki julukan Desert Storm itu mengaku sempat tidak sadarkan diri pada awal ronde pertama. “Saya bermain terlalu cepat. Saya mencoba menyerangnya dan mengontrol pertandingan. Saya ingin menunjukkan saya tidak takut terhadapnya, itulah kenapa saya terus tukar pukulan dengannya,” jelas Bradley. (okz)

tercepat dengan catatan wakti satu jam 30 menit dan 3,225 detik. Catatan waktu Raikkonen itu berjarak cukup jauh dari Fernando Alonso yang menempati podium kedua dan Sebastian Vettel di peringkat tiga. Selisihnya adalah 12,451 detik dan 22,346 detik. Raikkonen yang melihat selisih waktu yang cukup jauh itu, lalu menyebutkan kemenangan di Sirkuit Albert Park, Minggu (17/3/2013) siang WIB, merupakan salah satu balapan termudah yang pernah dilakoninya. “Rencana kami adalah untuk melakukan dua kali pit stop. Meski sulit pada balapan pertama untuk menentukan waktu yang tepat guna masuk pit stop agar jangan terlalu cepat dan terlalu lama, kami bisa

melakukannya dengan pas,” kata Raikkonen di Planet F1. “Kami mengikuti rencana dan itu bekerja dengan sempurna buat kami. Saya bisa menghemat ban dan bisa melesat saat dibutuhkan.” “Ini merupakan salah satu balapan termudah yang pernah saya menangi. Semoga kami bisa mempunyai lebih banyak balapan lagi yang seperti ini,” ungkap pebalap asal Finlandia itu.(dtc)

kimi RAIKKONEN


RADAR TOTABUAN SENIN, 18 MARET 2013

ART: GUFRAN

HALAMAN 7

LEGISLATOR

Awasi Kegiatan Proyek 2013 TAHAPAN kegiatan proyek bersumber dari dana APBD 2013, yang dipastikan akan segera dimulai, kembali jadi perhatian anggota legislatif (aleg), khususnya Komisi II Dewan kota (Dekot) Kotamobagu. Mereka kembali mengingatkan semua pihak terkait, khususnya Dinas Pekerjaan Umum (PU) Meydi Makalalag untuk melaksanakan tahapan kegiatan proyek sesuai dengan mekanisme dan aturan yang ada. Dengan harapan agar pengalaman banyaknya kegiatan proyek yang dinilai ca beres di tahun-tahun sebelumnya tidak terulang kembali. Seperti disampaikan Meydi Makalalag ST. Politisi muda Partai Demokrasi Indonesia (PDI)–Perjuangan ini, berharap banyaknya kegiatan proyek yang dinilai ca beres di tahun-tahun sebelumnya cukup menjadi pelajaran berharga. “Kita belajar dari pengalaman tahun-tahun sebelumnya, sehingga dalam pelaksanaan kegiatan projek 2013 ini, harapan kita semuanya dilaksanakan sesuai dengan mekanisme dan aturan yang berlaku,”jelas Makalalag. Tidak hanya itu, anggota Komisi II ini, juga meminta warga untuk ikut memantau kegiatan proyek yang ada di sekitar mereka. “Kami juga meminta masyarakat untuk turut mengawasi kegiatan projek yang ada, supaya hasilnya benar-benar maksimal sesuai dengan harapan kita semua,”sambungnya lagi, sambil mengatakan pihaknya tidak tinggal diam apabila ada laporan kegiatan proyek yang dinilai tidak sesuai dengan bestek dan gambar bestek. (tro/oni)

JP PHOTO

PIDATO: Ketua DPR-RI, Marzuki Alie sambutan di seminar internasional samudera pase, di Islamic Center Lhokseumawe, kemarin.

Dukung KPU Sanksi PPS

Dia’ Gampang! Bo Onuon?

Yulianto Dotulong

Hukuman Cambuk Pada waktu malam pergantian tahun di sebuah club malam di Dubai, didatangi polisi karena terjadi keributan yang disebabkan oleh 3 turis, 1 diantaranya turis asal indonesia, karena menggangu keamanan mereka akhirnya ditangkap, lalu disidang dan dijatuhi hukuman cambuk. Pada saat eksekusi, terpidana 1 berasal dari Jepang dijatuhi hukuman 10 kali cambuk, si Jepang terkapar dengan tangisan luar biasa.. lalu giliran terpidana 2 yang berasal dari Amerika yang dengan sombongnya menertawai si jepang yang terkapar dengan 10 cambukan, sang hakim lalu marah dan menambah jumlah hukuman si amerika jadi 25 cambukan, akhirnya si amerika pingsan dengan punggung penuh luka cambuk. Tiba giliran pemuda dari Indonesia, hakim bertanya “Apakah kamu dari indonesia negara yang kaya akan minyak dan orang yang sangat ramah ? karena hari ini ulang tahunku, akan kukabulkan 2 permintaanmu.” Lalu pemuda indonesia menjawab, “Yang mulia tidak perlu begitu tapi baiklah pertama saya minta dihukum 100x cambuk.” Hakim berkata, “Apa tidak salah, jago banget kamu, ok yang kedua ?” Lalu pemuda Indonesia berkata, “Baik yang mulia saya minta si Amerika diikat ke punggung saya,”.(*)

KOTAMOBAGU — Sikap tegas Komisi Pemilihan Umum (KPU), menindak tegas Panitia Pemungutan Suara (PPS) yang kedapatan mendukung salah satu pasangan calon di Pemilihan Walikota (Pilwako) Kotamobagu, sebagaimana disampaikan Ketua KPU Kota Kotamobagu, Nayodo Koerniawan, diapresiasi warga. Mereka mengaku sangat mendukung langkah tegas KPU, dalam mengawasi kinerja PPS. “Kita

harus memberikan apresiasi terhadap langkah KPU, dalam menindak tegas PPS yang kedapatan mendukung salah satu pasangan calon,”kata Sudarmono Paputungan, warga Kotamobagu Barat. Warga berjanji akan ikut mengawasi kinerja PPS, dan siap melaporkan bila ada oknum penyelenggara atau pengawas yang tidak netral. “Kami akan bantu KPU untuk memantau kinerja PPS, kalau ada indikasi ke arah itu, akan kami

Realisasikan Mesin Pemecah Kemiri

KOTAMOBAGU — Setelah sekian lama menggunakan cara tradisional untuk memecah buah kemiri, petani kemiri yang tersebar di Kota Kotamobagu (KK), kembali meminta Pemerintah Kota (Pemkot) melalui Dinas Pertanian untuk dapat mengadakan mesin pemecah kemiri. Menurut mereka, cara tradisional yang selama ini mereka praktekkan dinilai sangat lamban dan menyedot waktu yang cukup lama. “Torang minta supaya pemerintah dapat mengadakan mesin pemecah kemiri, karena selama ini, torang cuma kase picah dengan palu atau batu dan ini butuhkan waktu lama,”beber Ruslan Mokodompit, petani kemiri asal Kotamobagu Barat. Menurutnya, dengan menggunakan mesin pem-

ecah kemiri, produksi kemiri akan meningkat dibandingkan dengan menggunakan cara tradisional. “Kalau pake mesin pemecah kemiri, kita yakin produksi perhari akan meningkat dibandingkan dengan cara tradisional yang selama ini torang praktekkan,” sambungnya lagi, sambil memperlihatkan tangannya yang dibalut perban akibat terkena palu. Menanggapi keinginan petani kemiri, anggota Komisi III Aljufri Limbalo SS, yang selama ini dikenal getol memperjuangkan harapan masyarakat ini kembali angkat bicara. Politisi Partai Keadilan Sejahtra (PKS) ini, meminta Dinas Pertanian untuk dapat mengadakan mesin pemecah kemiri, seperti yang diharapkan masyarakat. “Dinas Pertanian di-

Jufri Limbalo

harapkan dapat mengadakan mesin pemecah kemiri, ini dapat membantu mereka dalam meningkatkan produktifitas buah kemiri,”kata Ju begitu ia akrab disapa, sambil mengatakan aspirasi masyarakat ini sudah disampaikan dalam setiap kesempatan bahkan sudah disampaikan di Musrenbang untuk segera ditindaklanjuti. (tro/ oni)

laporkan,”sambung Papa Sumadi, sapaan akrabnya. Ditemui terpisah, anggota Komisi III Yulianto Dotulong juga mendukung langkah KPU. Bahkan, pihaknya meminta masyarakat untuk melaporkan apabila ada oknum PPS yang sengaja mendukung salah satu pasangan calon.

“Saya sarankan, apabila ada PPS yang sengaja mendukung pasangan calon laporkan ke KPU, atau ke Dewan, laporan masyarakat akan kami tindaklanjuti,”ucap Dotulong sambil meminta Panwaslu untuk turut memantau kinerja PPS di lapangan. (tro/oni)

e-KTP Minta Disalur Semua KOTAMOBAGU — Warga Kota Kotamobagu (KK) rupanya sudah tidak sabar memegang elektronik-Kartu Tanda Penduduk (e-KTP) yang kabarnya sudah rampung dan bahkan sudah ada yang dibagikan kepada masyarakat. Buktinya, mereka meminta instansi teknis khususnya Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) untuk segera menyalurkannya, dengan alasannya, e-KTP ini sangat dibutuhkan untuk memudahkan keperluan mereka. “e-KTP sangat torang butuhkan, untuk memudahkan berbagai keperluan, apalagi torang banyak ka luar kota sehingga sangat membutuhkan kartu identitas ini,” kata Ensi Korompot, warga Kotamobagu Barat. Menurutnya, dibandingkan dengan sejumlah Kabupaten kota di Sulut dan Bolmong raya, penyaluran e-KTP di KK dinilai sangat lamban. “Masak di induk dengardengar dorang so ada E-

Nurdin Makalalag

KTP, sementara pa torang di KK belum ada, padahal jadwal pemotretan hampir bersamaan,” Tanya dia lagi. Menanggapi harapan masyarakat ini, anggota Komisi I Hi Nurdin Makalalag SE.ME yang ditemui baru-baru, mendorong instansi tehnis untuk segera menyalurkan e-KTP. “Kalau memang sudah rampung, kami harapkan segera disalurkan kepada masyrakat, ini penting agar tidak menimbulkan tanya dari masyarakat kita,”ucap kandidat Walikota yang namanya semakin bersinar jelang pemilihan walikota (Pilwako) nanti. (tro/oni)


ART: MAULANA

R A DA R TOTA B UA N

Pahis Monimu

dari pembaca for torang samua

SENIN, 18 MARET 2013

TAJUK

Ki TANGGAGAR

Ada Udang di Balik Bawang

TOPIK yang sedang tren (trending topics) masalah ekonomi di Indonesia semakin memprihatinkan. Gejolak harga kebutuhan dapur kian sering merebut ulasan utama media. Tak lama setelah dikejutkan dan dibuat panik oleh lonjakan harga kedelai, cabai, dan daging sapi, sepekan terakhir giliran bawang yang menjadi lakon. Saat ini, di pasaran harga bawang merah ratarata menembus Rp50.000 hingga Rp 60.000 per kg. Harga bawang putih lebih tinggi lagi, mencapai Rp 80.000 hingga Rp 90.000 per kg. Padahal, sebelumnya, harga bawang merah di kisaran Rp 9.000 hingga Rp 10.000 per kg. Sedangkan bawang putih berkisar Rp 12.000 sampai Rp 14.000 per kg. Meski bukan termasuk kebutuhan pokok, harga yang naik gila-gilaan itu membuat cemas masyarakat, khususnya ibu rumah tangga. Apa penye-babnya harga bawang meroket? Karena tidak ada momen spesial seperti hari raya dan bencana yang cukup kuat mendongkrak permintaan, satu-satunya kemungkinan penyebab adalah adanya masalah di pasokan. Di media, marak tudingan bahwa tingginya harga bawang putih terjadi karena permainan sejumlah importer melalui praktik kartel. Jadi, importer sengaja menimbun barang, sehingga suplai ke pasar seret. Dugaan ini semakin kuat dengan temuan 392 peti kemas yang mengangkut bawang putih menumpuk di Tanjung Perak. Dari jumlah tersebut, 110 peti kemas berstatus klir karena sudah mengantongi izin bongkar. Namun, importer tak segera membongkarnya. Tentu saja, instansi terkait harus mengusut temuan janggal tersebut. Namun, yang tak kalah penting dari upaya mencari jalan keluar dari lonjakan harga bawang adalah mengevaluasi kebijakan yang tidak disertai dengan langkah-langkah antisipasi. Sebelumnya, terbit Peraturan Menteri Pertanian No 60/2012 tentang Rekomendasi Impor Produk Hortikultura serta Peratu¬ran Menteri Perdagangan No 60/2012 tentang Ketentuan Impor Produk Hortikultura. Peraturan tersebut menga¬tur 20 komoditas yang terdiri atas tujuh jenis sayur-buah-buahan, termasuk bawang putih dan merah. Permen tersebut menyebabkan impor hortikultura tak lagi bisa bebas. Sebelum memperoleh izin impor dari Kementerian Perdagangan, calon pengimpor wajib mengantongi rekomendasi dari Kementerian Pertanian. Pengurusan dokumen itulah yang menjadi penyebab ratusan kontainer bahan pangan tertahan di pelabuhan. Misalnya, 392 kontainer bawang putih di Pelabuhan Tanjung Perak. Ada indikasi, kasus tertahannya kontainer dan lonjakan harga bawang dimanfaatkan importer untuk meminta pemerintah merevisi pembatasan impor hortikultura di pelabuhan tertentu. Ini tentu mempriha¬tinkan. Kita harus mencegah, jangan sampai momen kenaikan harga ini digunakan untuk menekan agar ada regulasi yang membuka seluas-luasnya impor hortikul¬tura. Pelajaran dari kasus kenaikan harga bawang adalah regulator harus menguasai data pasar, kebutuhan, dan produksi dalam negeri, sebelum menetapkan aturan impor. Harus ada perhitungan cermat, apakah selama masa transisi kebijakan, ada gejolak di pasar. Dengan demikian, kasuskasus lonjakan komoditas, khususnya pangan, tidak selalu berulang. (***)

HALAMAN 8

Kebersamaan Dijaga Dan Dipertahankan

Pilwako Mulai Panas

ksi

Reda o k g n o N

PEMBACA budiman, redaksi membuka ruang bagi seluruh masyarakat Bolaang Mongondow Raya, untuk menyampaikan saran atau keluhan pemerintah dan jajarannya tentang problem yang butuh penangganan cepat. saran atau keluhan dalam bentuk tulisan/foto diantar ke kantor Radar Totabuan, atau mellaui Facebook Radar Totabuan Pahis Monimu. Aspirasi ataupun tentang problem disekitar anda untuk rubruk SMS Pembaca juga dapat dikirim melalui HP. 082271592555

IRGY/RADAR TOTABUAN

KESELAMTAN ITU PENTING: Pengunaan “Safety Riding” seperti Helm dan alat keselamatan lain buat pengendara saat konvoi di Pilwako KK harus terus disosialisasikan .

CATATAN

Menerapkan Meritokrasi dalam Demokrasi

H

AJATAN b e s a r demokrasi akan

dig elar kembali. Tahun

2014 mendatang, rakyat kembali lagi dipusingkan untuk memilih siapa sosok pemimpin bangsa dan wakil rakyat yang diharapkan dapat mengubah nasib rakyat. Pembentukan citra pun sudah ramai dilakukan para politisi di media massa guna menggaet simpati rakyat untuk meraup suara terbanyak. Karena memang, suara terbanyaklah yang dijadikan patokan dalam sistem demokrasi seperti yang diterapkan bangsa ini. Akan tetapi, apatisme rakyat terhadap Pemilihan Umum (Pemilu) tampaknya semakin membuncah. Terbukti, makin banyaknya rakyat yang absen dalam proses demokrasi prosedural yang digelar lima tahunan tersebut. Pasalnya, selama ini yang paling kentara di mata rakyat, sikap para pemimpin dan politisi kita

PEMBINA PRESIDEN KOMISARIS KOMISARIS PRESIDEN DIREKTUR

yang sangat sering melukai hati rakyat. Sikap mengayakan diri sendiri atau golongan lebih tampak dari pada memenuhi aspirasi rakyat. Janji-janji yang ditawarkan para poltisi ketika kampanye pun selalu bias tatkala sudah berada dalam tampuk kekuasaan. Akibatnya, pil kekecewaan selalu terpaksa ditenggak oleh rakyat, dan jadilah seperti ini, jika dilakukan secara terus-menerus rakyat semakin bersikap apatis. Tengok saja pada data golput dua Pemilu terakhir. Golput tampil menjadi “pemenang”. Dengan persentase mencapai 23,34 persen dari total pemilih, angka ini lebih besar dari angka Parpol pemenang Pemilu 2004, yakni Golkar dengan 16,54 persen. Sementara pada Pemilu pada 2009, golput kembali menjadi pemenang dengan persentase yang lebih tinggi mencapai 39,1 persen dengan menyingkirkan Partai Demokrat yang hanya memperoleh suara

: Dahlan Iskan : Suhendro Boroma : Imawan Mashuri Urief Hassan : M. Tauhid Arief

20,85 persen sebagai Parpol pemenang (Metronews. com, 13/01/2011). Tentu angka-angka itu memberi sinyal bahaya terhadap kelangsungan demokrasi di negeri ini. Sejauh ini, demokrasi yang dibangun justru sering menghasilkan pemimpin abal-abal. Tanpa kecakapan intelektual, buta manajemen pemerintahan, hakikat berpolitik saja tidak tahu, kapabiltas dan integritasnya pun masih dipertanyakan. Oleh karena itu, wajah demokrasi di negeri ini mesti segera dirombak. Meritokrasi merupakan alternatif segar untuk menangani pincangnya demokrasi yang telah berjalan cukup lama namun hasilnya hanya begitu saja, kesejahteraan rakyat pun masih menjadi mimpi bagi rakyat negeri ini. Karena bagaimana pun, jalan demokrasi yang telah ditempuh dengan ongkos mahal, jangan dibiarkan sia-sia karena beberapa

Oleh:

Ahmad Zaini orang yang kurang kompeten. Menurut Wikipedia, meritokrasi sendiri berasal dari kata merit atau manfaat. Namun, meritokrasi yang sebenarnya lebih menunjuk pada suatu sistem politik yang memberikan penghargaan lebih kepada orang-orang yang telah memiliki kemampuan atau prestasi, track record-nya sudah jelas tak diragukan lagi oleh rakyat. Menerapkan sistem meritokrasi dalam demokrasi bisa dimulai dari dalam Partai Politik (Parpol). Perbaikan sistem partai dan penguatan ideologi partai menjadi langkah awal untuk menuju kesana. Lalu, menjadi sangat penting bagi Parpol ketika memilih dan menyodorkan sosok kadernya ke masyakarat

yang memang benar-benar individu yang memiliki kompeten. Ketika sudah pada taraf ini, otomatis sosok yang keluar ke permukaan publik memang dari orang-orang yang sudah terpilih dari Parpol karena memiliki keunggulan kompetensi, bukan karena kekayaan atau warisan. Pembentukan citra pun tak perlu lagi digemborgemborkan karena sudah bercitra. Selain itu, gagasan lebih dipentingkan dan menjadi dewa dari pada hanya sebuah citra. Rakyat pun harus menuntaskan sistem meritokrasi dengan memilih sosok pemimpin berdasarkan track record prestasi dan kemampuannya. Meritokrasi dalam demokrasi merupakan agenda wajib. Oleh karena itu, keperawanan meritokrasi harus selalu dijaga dari politik uang. Ketika meritokrasi sudah dibangun kokoh, hal itu bisa menumpas habis-habisan politik uang. Uang sudah

bukan menjadi otoritas, tetapi prestasi dan kompetensilah yang akan banyak bicara dan dilirik rakyat. Apalagi jika mengingat realitas, rakyat semakin jenuh dengan pemimpin dan wakil rakyat yang ada saat ini yang jarang memiliki need for achievement yang kokoh untuk memperjuangkan rakyat. Dari rahim meritokrasi akan melahirkan sosok pemimpin yang kompeten, bukan pemimpin kuat yang melampaui sistem dan institusi. Karena pemimpin jebolan dari sistem meritokrasi adalah “primus interpares” yang utama dari yang setara, sehingga check and balance, baik secara normal maupun kultural, dan dapat berlangsung dengan efektif. Transformatif-lah yang akan terjadi dari sistem meritokrasi, karena meritokrasi sendiri bersifat transformatif. Lihat saja, dalam meritokrasi menghendaki kompetisi ke-

mampuan dalam bingkai prestasi, daya saing intelegensia, kapabilitas personal, moralitas dan kepekaan strategi politik merupakan instrumen penting dalam sisitem meritokrasi. Demokrasi tanpa meritokrasi, meminjam istilah Yudikatif, hanya akan membuat kepemimpinan terenggut oleh orang yang mau, meski tak mampu. Lahirnya pemimpin dan wakil rakyat dari rahim meritokrasi, menjadi semangat baru ketika langit negeri ini masih mendung atas kepemimpinan tanpa jiwa transformasi guna mengubah sejarah baru di negeri ini. Pemilu 2014 mendatang, menjadi tonggak penting bagi Parpol untuk menelurkan kader-kadernya yang memang berkompeten dan memiliki jiwa transformatif. Dengan begitu, perubahan nasib menuju yang lebih baiklah yang akan terjadi di negeri ini. (***)

DIREKTUR/PEMIMPIN REDAKSI: Taufik Adam; DEWAN REDAKSI: Asep Sabar, Fadjrin Lamato, Maryono Anau; REDAKTUR EKSEKUTIF: Asep Sabar, Fadjrin Lamato, Maryono Anau; REDAKTUR: Junius Dilapanga, Yokman Muhaling, Sumitro Dolot; ASSISTEN REDAKTUR : Tauffan Damopolii; STAF REDAKSI: Abdul Rahman Momintan, Musliyadi Mokoagow, Rensa Bambuena; SEKRETARIS REDAKSI: Tessa Mokodompit; FOTOGRAFER: Harry Tri Atmodjo (Redaktur Foto), Ir Gilalom; PRACETAK: Gufran Mamonto (Koordinator), Maulana Baubabong, Irwan Ramly; BIRO-BIRO: Dharma Eka Korompot (Bolmong Selatan), Irfani Alhabsyi (Bolmong Utara), Chendry Mokoginta (Bolmong Timur), Mawardi Mamonto (Manado); PEMASARAN: Bustaman Lantong (Koordinator), Martopo Maani, Romi Linggatu, Stevanus; STAF ADMINISTRASI: Rena Pasakay, Hartuti Kandoli; IKLAN: Mildawati Hassan (Koordinator); DESAIN IKLAN: Wirabuana Peri; KEUANGAN: Frangky Charles; ADMINISTRASI KEUANGAN: Kartika Aprilia Manoppo; INFORMATION TECNOLOGY (IT): Jonly Tumiwang; OMBUDSMAN MANADO POST GRUP: Max Rembang (Ketua), Ais Kai, Hinca I.P. Pandjaitan. ALAMAT: Jln. Karel Sasuit Tubun No. 143 Kelurahan Sinindian Kecamatan Kotamobagu Timur, Kota Kotamobagu, Telp: 0434-2628765 Fax: 0434-2628756, KANTOR PERWAKILAN MANADO: Jln. Babe Palar No. 54 Gedung Manado Post Center, Manado, Telp: 0431-855558. PERWAKILAN JAKARTA: Gedung Graha Pena Lt. 6. Jln. Kebayoran Lama 12 Jakarta Selatan, Telp: 021-53699509, Fax: 021-5328487. PERWAKILAN SURABAYA: Gedung Graha Pena Jln. Ahmad Yani 88 Surabaya, Telp: 031-8283333, Fax: 031-8285555.


RADAR TOTABUAN HALAMAN 9

SENIN, 18 MARET 2013

ART: MAULANA

Informasi Harga Barang Kebutuhan Pokok Masyarakat di Pasaran Kotamobagu BAHAN POKOK PANGAN Beras : - PL Biasa (Sultan) Gula Rafinasi Minyak Goreng : - Bimoli Botol - Tanpa Merk Daging : - Sapi Murni - Ayam Broiler - Ayam Kampung

Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp.

BAHAN POKOK PANGAN TELUR : 8.500 /Kg - Telur Ayam Broiler - Telur Ayam Kampung 12.400 /Kg Susu Kental Manis : - merk Bendera 11.250 /620ml - merk Cap Nona 10.000 /Ltr Susu Bubuk : - merk Bendera 80.000 /Kg - merk Indomilk 45.000 /Ekr - merk Dancow 90.000 /Ekr

Rp. Rp.

1.350 /Btr 2.500 /Btr

Rp. 7.300 /390gr Rp. 7.700 /390gr Rp. 28.600 /400gr Rp. 24.750 /400gr Rp. 29.850 /400gr

PERDAGANGAN

Harga Bawang Putih Masih Mahal HARGA bawang putih di Kota Manado masih berada pada tingkatan yang mahal. Untuk 1 kilogram bawang putih, para pedagang mematok harga Rp 70 ribu hingga Rp 75 ribu. Menurut sejumlah pedagang, harga bawang yang mahal ini disebabkan belum adanya pasokan tambahan yang masuk ke Kota Manado selama sepekan ini. “Memang belum ada pasokan bawang putih. Biasanya per minggu ada dua kali pasokan. Tetapi sekarang memang sama sekali tidak ada,” kata sejumlah pedagang Barito di Pasar Bersehati. Menurut Umar, salah satu pedagang, jika ada pasokan yang berlimpah, kemungkinan besar harga bawang akan kembali turun seperti biasanya. “Minggu lalu kan masih di harga Rp 45 ribu padahal stoknya mulai kosong. Makanya kalau sudah ada kemungkinan akan turun lagi,” kata Umar kembali. Sementara, tak hanya harga bawang putih yang naik, harga bawang merah juga ikut naik dimana harganya kini mencapai Rp 45 ribu per kilogram. (bk/cep)

Jagung Pipilan Kering Garam Beryodium : - Bata - Halus Tepung Terigu - Kompas Sabun: - Lux - Lifeboy - Rinso

Rp. 3.500 /kg Rp. - /buah Rp. 2.800 /kg Rp. 7.500 /Kg Rp. 2.100 /buah Rp. 1.850 /buah Rp. 14.800 /Kg

MARET 2013 BAHAN POKOK PANGAN & BANGUNAN

Kacang Kedelai : - Eks Impor - Lokal Mie Instant : - Ayam Bawang Cabe : - Cabe Merah Besar - Keriting - Biasa/Rawit Tomat

Rp. Rp.

8.800 /Kg 7.600 /Kg

Rp.

1.400 /bks

Rp. Rp. Rp. Rp.

30.000 15.000 25.000 10.000

/Kg /Kg /Kg /Kg

Bawang Merah Bawang Putih

Rp. 28.000 /Kg Rp. 70.000 /Kg

Ikan Asin Teri

Rp. 95.000 /Kg

Kacang Hijau Kacang Tanah Ketela Pohon

Rp. 15.000 /Kg Rp. 15.000 /Kg Rp. 5.000 /Kg

Semen : Besi Beton : - 6 mm - 8 mm - 10 mm - 12 mm Paku Biasa 1/5 cm

Sumber :

HASIL PERTANIAN Rp. 65.000 /sak Rp. 28.500 Rp. 48.500 Rp. 71.000 Rp.107.000 Rp. 13.500

/ujung /ujung /ujung /ujung /ujung

Kopra Cengkih Vanili: - Basah - Kering Coklat Kopi Biji Gula Rafinasi Kedelai Eks Impor

Rp. 3.000 /Kg Rp. 118.000/Kg Rp. Rp. Rp. 16.000 /Kg Rp. 20.000 /Kg Rp.13.000/Kg Rp. 8.500/Kg

Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Kotamobagu Tahun 2013

Invetor Mulai Dilirik Pembangunan Ekonomi Kotamobagu Capai 7,8 persen

KOTAMOBAGU — Pertumbuhan ekonomi Kotamobagu tahun 2012 mencapai 7,8 persen. Hal inilah yang membuat Kotamobagu mulai banyak dilirik oleh para investor. Lihat saja dengan banyaknya pembangunan, baik sekolah, hotel maupun pasar modern. Walikota Kota Kotamobagu Djelantik Mokodompit saat peresmian kantor cabang salah satu bank di Kotamobagu, mengatakan potensi sumber daya alam yang dimiliki oleh daerah di Bolaang Mongondow Raya, khususnya pertumbuhan ekonomi di Kotamobagu, salah satunya merupakan andil investor. Dimana para investor saat ini terus menerus datang ke Kotamobagu dengan membawa investasi, diantaranya Lippo grup itu sudah 99

”Mereka sekarang berupaya membangun pasar modern dan hotel, selain hotel yang sudah dibangun oleh Jhon Krisen, juga ada hotel yang dibangun oleh grup Sutan Raja hotel berbintang tiga,”

di hadapan tamu undangan. Irawati, SE, pemerhati ekonomi, menilai pembangunan suatu daerah sangat bergantung pada sumber daya yang terdapat didalam suatu daerah, dimana hal ini menjadi salah satu daya tarik para investor untuk

menanamkan sahamnya di daerah. ”Mengingat Kotamobagu sangat cocok untuk dibangun pasar modern dan hotel untuk mengakomodir kunjungan pelakupelaku usaha yang akan menanamkan sahamnya

di Kotamobagu maupun di beberapa daerah di Bolmong Raya. Apalagi akses Kotamobagu dengan daerah seperti Boltim, Bolsel, Bolmong dan Bolmut cukup baik,” terang wanita yang juga pelaku bisnis ini.(mus/cep)

persen dan sudah tidak ada persoalan lagi. ”Mereka sekarang berupaya membangun pasar modern dan hotel, selain hotel yang sudah dibangun oleh Jhon Krisen, juga ada hotel yang dibangun oleh grup Sutan Raja hotel berbintang tiga,” terang Mokodompit

F -DOK

PETERNAK: Menjamurnya para peternak di daerah ini menyebabkan kebutuhan pakan ternak semakin meningkat. Karena itu bisnis pakan ternak mulai digemari, apalagi hitung-hitungan omsetnya menggiurkan

Bisnis Pakan Ternak Menjanjikan Ratusan Ton Kebutuhan Perbulan

KOTAMOBAGU — Banyaknya peternak di wilayah Kotamobagu membuat industri pakan ternak sangat potensial untuk di kembangkan. Apalagi kebutuhan pakan ternak di wilayah Kotamobagu mencapai ratusan ton untuk memenuhi keinginan dan kebutuhan para peternak ayam potong, ayam petelur dan peternakan ayam kampung. Ismet, salah satu pelaku usaha, mengatakan pihaknya sekarang mulai mencoba terjun ke bisnis pakan ternak, mengingat

tingginya kebutuhan pakan ternak di wilayah Kotamobagu. Berdasarkan data yang saya peroleh, di Kotamobagu ada ratusan peternak yang tersebar di wilayah Kotamobagu, baik peternakan ayam pedaging maupun peternakan ayam peterlur dan peternakan ayam kampung. ”Saya sempat tanya ke salah satu teman peternak ayam petelur, dia membutuhkan pakan ayam perbulannya kurang lebih 5 ton. Saya asumsikan 10 peternak ayam saja kebutuhan pakan ternak jika dirata-ratakan 5 ton, maka kebutuhan pakan dalam satu bulan sudah mencapai 50 ton. Karenanya saya tertarik untuk terjun ke usaha ini,” terangnya.(mus/cep)

Surya Pro Mild Memang Dahsyat SELANG sehari usai Micro Event “Gaul Bareng Surya Pro Mild” di Bolmong Selatan, PT. Gudang Garam Tbk kembali memberikan hiburan gratis kepada masyarakat Bolmong raya. Kali kemarin, Sabtu (16/30, tempat yang dikunjunginya adalah Kelurahan Inobonto Kecamatan Bolaang, Bolaang Mongondow. MC. Samy yang memandu kegiatan Micro Event “Gaul Bareng Surya Pro Mild” langsung membuka acara tersebut dengan penuh semangat dan berapi-api, cuap-cuap sang MC mampu menghidupkan suasana di seputaran tempat kegiatan Micro Event Surya Pro Mild digelar hingga keadaan yang tadinya biasa-biasa saja sontak berubah menjadi sangat ramai. Pengalaman MC yang satu ini memang patut di acungi jempol, improvisasi serta kreativitas yang dimilikinya membuat Surya Pro Mild tak ragu-ragu untuk menggandengnya. Aksi kocak dan lucu lewat celotehan-celotehan yang dilontarkannya kerap membuat para penonton tertawa. Tak sampai disitu saja Surya Pro Mild juga menampilkan J-Gen Band, Freestyle Motor dan

Magican untuk mengimbangi kehebohan Samy tadi. Seperti dievent-event sebelumnya di Inobonto Surya Pro Mild juga tetap mempertahankan ciri khasnya dengan membagi–bagikan hadiah kepada para pemenang Games dan Quiz Interactive. “Surya Pro Mild makase ne so datang disini, bagini katun tu mantap. Besok-besok kalu ada acara bagini jang lupa singgah ulang kw kamari” Ungkap Pak Toyib penuh harap. “setiap aspek kebutuhan masyarakat dan konsumen kami pantas untuk di perhatikan, karena selama ini telah

menggunakan produk kami maka imbalannya seperti ini, sebagai bentuk terima kasih kami kepada masyarakat” jelas Pak Stephanes “Rudy” Pangerapan Kepala Pos Kotamobagu PT. Gudang Garam Tbk. Disisi lain Bambang Talib MD Consumer PT. Gudang Garam Tbk mengungkapkan “terima kasih kami sampaikan kepada segenap lapisan masyarakat yang telah mensukseskan acara tadi, kami masih akan terus melakukan hal yang sama ditempat dan kesempatan yang berbeda” tutupnya. (ir*/cep)


BOLMUT

RADAR TOTABUAN

HALAMAN 10

SENIN, 18 MARET 2013

ART: JC_DONDO

Maju Lantaran Peduli Masa Depan Bolmut KEMBALI tampil di panggung politik Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada), bagi Drs Hi Hamdan Datunsolang MM—sekarang Bupati Bolmut pertama— semata karena kepeduliannya yang tinggi pada masa depan Bolmut. Sejak Bupati pertama pilihan rakyat Bolmut itu, menyatakan sikap untuk

PROYEK

muju bertarung di Pilkada periode 2013-2018, sontak simpatisan HD (Hamdan Datunsolang) menyambut gembira. Sokongan terus bertambah. Rakyat Bolmut bahkan haqul yakin Bupati pertama pilihan mereka itu, bakal dilantik lagi menjadi Bupati Bolmut periode 2013-2018.

“Ternyata apa yang selama ini kami lakukan untuk memaksa bapak (Hamdan Datunsolang, red), kembali bertarung di Pilkada 2013, membuahkan hasil, dan itu menjadi salah satu tanda betapa pedulinya Hamdan Datunsolang kepada rakyat Bolmut,”kata Fauzi A, warga Kaidipang, Bolmut. Memaksa HD kembali

maju ke Pilkada, lanjut Fauzi, lantaran dalam kurun 4 tahun HD dianggap konsisten menjadikan Bolmut Mandiri dan Sejahtera. “Terbukti apa yang telah Hamdan lakukan selama kepemimpinanya, Bolmut terus menunjukan perubahan yang lebih baik. Diantaranya infrakstruktur

Hari ini Ditetapkan KPUD

Mei 2013 mendatang. “Besok (hari ini, red) KPUD Bolmut, akan menetapkan calon bupati dan wakil bupati Bolmut beserta pengundian nomor urut pasangan masingmasing,”kata Maloho. Setelah penetapan nomor urut, kata Maloho, ke esokan harinya KPUD menetapkan Daftar Pemilih Tetap (DPT). “Selasa 19 Maret KPUD akan menetapkan DPT,’’tambahnya. Tokoh masyarakat Bolmut, Gandhi Ghoma SH, berharap sebelum KPUD menetapkan pasangan calon untuk maju di Pilkada, agar memverifikasi lagi segala per-

syaratan yang telah dimasukan pasangan calon tersebut. “Kiranya pihak KPUD Bolmut, sebelum melakukan penetapan, harus lebih meneliti kembali lagi, segala persyaratan yang telah dilampirkan para calon tersebut. Sehingga kedepanya semua berjalan sesuai apa yang di inginkan masyarakat Bolmut,”tandas Ghoma. (ril/ oni)

Nomor Pasangan Kandidat Diundi

Legislator Warning Panitia Tender LELANG proyek bersumber dari APBD Bolmut 2013 menarik perhatian kalangan legislator setempat. Mereka mewarning panitia tender tidak main mata dengan para pihak terkait dengan lelang proyek tersebut. “Kami menduga kebiasaan lama masih akan terulang. Sehingga diingatkan kepada panitia untuk tidak main mata dengan pihak ketiga. Ingat, praktek yang merugikan Negara berimplikasi hukum,’’warning anggota DPRD Bolmut, Djoni Patiro. Ketua DPRD Bolmut, Karel Bangko SH, waktu lalu sesaat setelah mengetuk palu tanda sahnya draf APBD 2013 Bolmut, kepada wartawan menegaskan, pihaknya akan melaksanakan fungsi pengawasan penggunaan anggaran dengan ketat. “Kami akan awasi ketat, kami berharap pengguna anggaran dapat menggunakan anggaran sebaik mungkin sesuai posnya,’’kata Bangko. Dirinya juga mewarning pihak eksekutif yakni SKPD yang memiliki pos anggaran fisik dan non fisik agar teknis pelelangan atau tahapan tendernya sesuai aturan yang berlaku. “Proses tendernya tentu harus sesuai aturan dan mekanisme yang sebenarnya, agar tidak terjadi penyimpangan atau dugaan-dugaan lainnya terhadap proyek yang ditenderkan oleh instansi bersangkutan. Maka pengawasan ektsra ketat disini yang akan kami lakukan,” tandas Bangko.(ril/oni)

BOLMUT — Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Bolmong Utara (Bolmut) Senin (18/3) hari ini, akan menetapkan nomor dari 4 pasang Calon Bupati (Cabup) dan Calon Wakil Bupati (Cawabup). Empat pasang Cabup-Cawabup tersebut, terdiri dari tiga pasang diusung partai politik, dan satu pasangan calon perseorangan. Mereka adalah Hamka SH MAP-Fellix Adri Mende ST, Drs Hi Depri Pontoh-Suriansyah Korompot SH, Karel Bangko SH-Moh Irianto Cristoffel

Buhang S.Sos dan Drs Hamdan Datunsolang MMFarid Lauma SE. Ketua KPUD Bolmut, Drs Mahyudin Pandialang ketika dikonfirmasi wartawan koran ini, melalui Sekretaris KPUD Bolmut, Abdul Nazarudin Maloho SPd MSi mengatakan, berdasarkan tahapan yang telah dijadwalkan, maka 18 Maret KPUD menetapkan pasangan Cabup-Cawabup, termasuk nomor urut pasangan masing-masing, untuk mengikuti Pemilihan Kepala Daerah (Pemilukada) pada 8

ADVERTORIAL

Mayulu Hadiri Pelantikan Jantje W Sajouw dan Ivan Sarundajang Resmi Dilantik Sebagai Bupati dan Wakil Bupati Minahasa MINGGU (17/3) kemarin, Bupati dan Wakil Bupati terpilih Kabupaten

jalan dan pembangunan yang ada di desa-desa se Bolmut,”ujar Hadija L, dan Ical S, warga Pinogaluman, Bolmut. Tak ayal, hari-hari belakangan ini menjelang pemungutan suara, diperoleh kabar Hamdan Datunsolang terus menuai dukungan di semua wilayah Kabupaten Bolmut.(ril/oni)

Minahasa Jantje W Sajouw dan Ivan Sarundajang, resmi di lantik. Pelantikan Bupati Minahasa ini, ikut dihadiri Bupati Bolsel Hi Herson Mayulu SIP. Mayulu berharap, duet dua politisi ini mampu membawa Kabupaten Minahasa ke arah yang lebih baik dan mam-

pu mengemban amanah dari rakyat. Pemerintah dan Masyarakat Bolmong Selatan mengucapkan, selamat atas Dilantiknya Jantje W Sajouw dan Ivan Sarundajang, sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Minahasa.(eka/adv)

Mahyudin Pandialang

2013, Pasti Rekrut CPNS BOLMUT — Kendati tidak satu ‘perahu’ lagi di Pilkada Bolmut 2013, baik Hamdan Datunsolang dan Depri Pontoh, masih seirama dalam menghabiskan sisa periode pertama kepemimpinan mereka. Termasuk dalam merespon aspirasi masyarakat. Seperti yang belakangan ini mengemuka yakni adanya keinginan masyarakat agar ada perekrutan CPNS. Ditemui terpisah, duo pemimpin ini, sama-sama memastikan kalau tahun 2013 Bolmut akan dijatahi CPNS. Baik Hamdan maupun Depri, senada menyatakan kalau hal tersebut sudah menjadi program dari Pemkab Bolmut tahun ini. Pemkab, kata HamdanDepri, jauh hari telah mempersiapkan segala persyaratan yang dimintakan pihak KemenPANRB, untuk mendapatkan kuota CPNS. “Sejak tahun 2012, Pemkab Bolmut telah mempersiapkan segala persyaratannya, mulai dari pemasukan An-

jab dan penggunaan anggaran belanja pegawai, itu telah dipenuhi oleh Pemkab Bolmut. Dan insyaallah Bolmut tahun ini, mendapatkan kuoata CPNS,”kata duo pemimpin itu, senada. Kepemimpinan Hamdan dan Depri di Kabupaten bervisi Padi itu, dalam usaha mengurangi angka pengangguran serta memanfaatkan potensi Sumber Daya Manusia (SDM) di daerah kabupaten ini, terus menunjukan sebuah perubahan yang signifikan. Angka penurunan tersebut, dibuktikan dua pemimpin pilihan pertama rakyat bolmut ini, dengan mampu menggenjot angka pengangguran dari tahun 2010 sebesar 6,83 persen, menjadi 6,21 persen di tahun 2012. Namun seiring dengan keberhasilan keduanya menciptakan lapangan kerja di daerah tersebut, tak lepas dari keinginan putra-putri terbaik Kabupaten Bolmut untuk menjadi seorang abdi negara (baca PNS).

Sehingga, mereka berharap tahun ini, ada perekrutan CPNS. “Pemimpin saat ini, memang telah membawa perubahan terhadap angka penganguran yang ada di Bolmut. Untuk itu sebagai anak daerah kami pun harus berbangga dengan apa yang telah di perjuangkan oleh keduanya selama ini,” kata salah satu tokoh pemuda Bolmut, Jhunaidi Harunja SH. Namun, lanjut pemuda yang gemar berbusana batik ini, diharapkan tahun 2013 ini, Hamdan dan Depri mampu menciptakan lapangan kerja melalui perekrutan CPNS. Sebab itu menjadi salah satu cita-cita anak daerah yaitu mengabdi kepada negara. “Selama ini yang menjadi impian anak daerah, yakni ingin mengabdi kepada negara. Untuk itu semua berharap agar 2013, duet HD-DP, mampu mewujudkan cita-cita ini, dengan membawa jatah kuota CPNS di Bolmut,” ujarnya.(ril/oni)

KA-MI Siap Lawan Incumben

Hi Herson Mayulu SIP BUPATI

Tahlis Galang SIP SEKDA

BOLMUT — Pilkada kali ini di Bolmut, disebutsebut bakal sengit. Masuknya calon incumben (pasangan Bupati-Wakil Bupati menjabat periode pertama, red) secara sendiri-sendiri di arena Pilkada, dianggap bakal jadi seteru berat pasangan calon lainnya. Tak pelak, kian dekat hari pemungutan suara, perlawanan dari sejumlah pasangan calon kepada calon incumben makin kental. Salah satu pasangan Calon Bupati (Cabup) dan Calon Wakil Bupati (Cawabup) yang disebut-sebut bakal menjadi ancaman serius bagi calon incumbent adalah duet Karel Bangko SH-Mohammad Irianto Cristofel Buhang (KA-MI). KA-MI terus menunjukan keberadaan massa pendukung di 6 kecamatan yang ada di Bolmut. Tak hanya itu, pasangan ini

juga mengklaim memiliki ribuan simpatisan massa fanatik yang siap menghantar pasangan ini ke kursi Bupati dan Wakil Bupati Bolmut periode 2013-2018. “Kami yakin, kekuatan kandidat dari kolaborasi partai Golkar dan PDIP ini, bisa menjadi lawan tangguh dari pasangan lainnya. Mengapa?, duet ini membuktikan kapasitas mereka dengan banyaknya jumlah massa yang memadati lapangan kembar Boroko,”kata Arfan, salah satu warga yang bersua dengan wartawan harian ini, kemarin, di lokasi pelantikan Tim Sukses (TS) KA-MI. Beberapa kalangan mengakui kolaborasi Kuning dan Merah ini, tidak mainmain. Dalam setiap kegiatan politik KA-MI selalu diluberi massa. Pada pelantikan TS di Kecamatan Kaidipang, yang notabene pusat pemer-

intahan Bolmut, baru-baru, KA-MI tampil memukau. Antusias warga serta massa militan pasangan ini pun terbilang wah. Karena tak kalah jumlahnya dengan massa pasangan lainnya yang pernah melakukan pertemuan serupa di tempat yang sama, yakni di lapangan Kembar desa Boroko, Kecamatan Kaidipang. “Ini semua murni masyarakat pendukung dari pasangan KA-MI, dan yang hadir di tempat ini merupakan warga asli dari Kaidipang bukan dari Kecamatan lainnya. Begitu juga jika kegiatan serupa dilakukan di Kecamatan lainnya, hanya akan mend a t a n g k a n w a r g a dari kecamatan setempat, tidak memobilisasi massa dari luar daerah,”tegas Samsudin Olii, yang merupaka salah sau Tim Pemenangan pasangan KA-MI. (ril/oni)


R A DA R TOTA B UA N HALAMAN 11

SENIN, 18 MARET 2013

ART: JC_DONDO

Nikita Willy

KESEHATAN

Doakan Diego di Tanah Suci

Mulut Harus Dirangsang Agar Gigi Tetap Berkilau

SETIAP orang pasti mendambakan punya gigi yang tanpak putih dan bersih. Namun tanpa kita sadari, makanan dan minuman favorit justru menjadi penghalangnya. Kata pepatah lebih baik mencegah daripada mengobati, ini juga berlaku untuk merawat gigi agar tetap bersih tanpa menggunakan pemutih gigi tentunya. Ini triknya.

AKTRIS cantik Nikita Willy baru saja menyelesaikan ibadah umroh. Salah s a t u d o a N i kita

Mulai sekarang, mulailah sering mengunyah buah dan sayuran. Mengapa? Selain baik untuk nutrisi tubuh, makanan seperti apel, wortel dan seledri, ternyata dapat membantu menyapu plak di permukaan gigi. Dengan mengunyah sayur atau buah, maka mulut pun akan terangsang untuk memproduksi mouthwash (pembersih mulut) alami. Cara kedua, persiapkan sedotan saat anda berpergian, karena tidak setiap tempat atau rumah makan menyediaakan sedotan. Meminum minuman berwarna gelap seperti teh, kopi dan coklat dengan menggunakan sedotan, dapat membantu mencegah zat warna yang ada di minuman itu menempel di permukaan gigi sehingga mengubah warna alami gigi.

Willy saat umroh adalah kebebasan Diego. Doa Nikita pun terkabul, saat Diego mendapat vonis ringan dari Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Diego kini bisa menghirup udara bebas bergabung kembali ke Timnas Indonesia. “Die g o

adalah salah

Ungu Siap Rilis Album Religi

BAND papan atas Indonesia, Ungu bakal kembali merilis album religi Juli mendatang. Rencana ini diungkapkan, Makki, Bassis Ungu, dalam press conference di Grand Clarion Hotel Makassar. Diak u i n y a , k e s i b u kan Ungu kali ini fokus pada penggarapan l agu r el i gi yang bakal launching Juli mendatang. “Sebena rnya ini bagian dari f i l m “S ANG KYAI ”. Ungu dipercaya mengisi soundtracknya. Ya sekalian aja fokus garap album,” bebernya. G r u p y a n g b e r a n ggotakan Pasha (vokal), Makki (bass), Enda (gitar), dan Rowman (dram) ini mengakui kesibukannya di dunia hiburan saat ini memang fokus dalam pembuatan album religi terbarunya. Sebagai band yang berhasil menghasilkan 4 album berharap, tahun 2013 Ungu siap memberikan kejutan-kejutan baru. “Dulunya sempat kami rilis lagu religi, itu tahun 2007 lalu dengan judul “Para Pencari Tuhan” dan sukses dipasaran pada saat itu,” ungkap Makki, salah satu pendiri Ungu. Untuk itu, lanjutnya, setidaknya di tahun ini band yang pernah meraih penghargaan kategori

Cara terakhir, teguklah air setelah makan. Kalau perlu, airnya dikumur dulu sebelum ditelan. Ini merupakan cara tercepat untuk menyapu residu dan sisa makanan di dalam mulut, sekaligus dapat mencegah endapan yang menyebabkan plak. Selain itu, mengunyah permen karet juga berguna untuk self cleansing pada gigi. Hal itu dapat merangsang produksi saliva (air ludah) lebih banyak sehingga bau mulut pun akan berkurang. Eitss… tapi jangan lupa setelah itu tetap gosok gigi ya. Mengapa? Karena kandungan gula yang terkandung di dalam permen karet dapat merusak gigi. Yang tak kalah penting adalah menghindari makanan dan minuman yang mengandung gula dan asam, seperti permen, coklat atau soft drink. Pasalnya, bakteri sangat menyukai karbohidrat sederhana seperti gula. Bakteri akan membuat plak yang akan mengubah gula menjadi asam. Asam dapat mengikis enamel gigi sehingga gigi bisa berlubang. (jpnn)

PAKAR PENGOBATAN SPESIALIS VITALITAS PRIA & WANITA

SOLUSI TEPAT UNTUK MENGATASI MASALAH SEKSUALITAS ANDA LANGSUNG DITANGANI AHLINYA

Bpk. Ustadz ADAM bersama Tabib MUSTAPA

IJIN: B.04/06.13/DSP.5/12/2003

satu doa aku saat umroh, mudah-mudahan masalahnya selesai. Sebelum aku pulang ke Indonesia pun ternyata putusannya bebas. Jadi doa-nya benar-benar dikabulin,” kata Nikita Willy di Kawasan Kebon Jeruk Jakarta Barat, Sabtu (16/3). Nikita berharap, Diego semakin sukses dan giat berlatih bersama Timnas Indonesia. Ia juga berharap di kesempatan mendatang bisa umroh bareng dengan kekasihnya tersebut. “Pengen banget umroh bareng. Tapi harus lihat jadwalnya juga,” terangnya. (jpnn)

PASTIKAN ANDA BEROBAT KE AHLINYA YANG BENAR

METODE PENGOBATAN REFLEKSI & KEBATHINAN: Pasien diperiksa dulu secara teli , guna mengetahui k kelemahan urat syaraf dan pembuluh darah yang terganggu seputar alat vital, masalah keinginan Anda untuk hal yang satu itu bisa Anda minta langsung sama Ustadz ADAM. Insya Allah istri Anda langsung puas dan bangga pada Anda. Manusia dak pernah puas, apalagi soal satu itu, begitu juga wanita ingin tampil beda, berbagai cara mereka lakukan, agar bisa melotot mata se ap lelaki. Maka dari itu susuk dan minyak khusus serta ramuan keperkasaan yang Ustadz ADAM bawa dari daerahnya pedalaman Banten. Insya Allah semua itu dengan izin yang maha kuasa kami hanya sebagai perantara saja, hakikat penyembuhan seja hanya Allah. Dijamin dak ada efek samping alamia, dak disun k / silikon. Bebas untuk semua agama tanpa batas usia. Ustadz Adam secara hikma Insya Allah bisa mengoba berbagai macam keluhan / penyakit seper : 00 Rb MENGHILANGKAN BEKAS SUNTIKAN / SILICON R Rp.6 - Pasang Susuk Kecan kan MAHA asi Gra s p lt KHUSUS PRIA: - Pelet Super Konsu eumur Hidu - Kurang Gairah/Loyo en S n a m r - Menambah Ukuran Alat (Memikat Lawan Jenis) Pe RANSI - Tidak Bisa Ereksi/Ma Total BERGA

Vital Besar & Panjang - Cepat Dapat Jodoh - Ingin Kuat, Keras - Ejakulasi Dini - Ingin Punya Keturunan - Menambah Kewibawaan - Tahan Lama Tanpa Doping - Lemah Syahwat - Mengunci Pasangan - Pengasihan - Sipilis / Kencing Nanah UMUM: Agar Tidak Selingkuh - Memudahkan Melamar - Mani Encer - Memperkencang, Memperindah, - Merukunkan Rumah Tangga Pekerjaan - Impotensi memperbesar Payudara - Pelaris Usaha Dagang - Mandi Kembang - Kencing Manis/Diabetes - Merapatkan Vagina - Jual Beli Tanah / Rumah - Kepu han/Pektay Alamat Praktek Menetap: Jln. Bayangkara No.12 Sampana Tengah - Kotamobagu Kamar No. 1A Samping Praktek Dokter Teguh Wijayanto SPa. HP. 081244171771, 081360060509

“Band Ngetop” di ajang SCTV Music Award 2007 lalu bisa kembali menjulang kesuksesan dalam penjualan lagu terbanyak. “Lagu-lagu religi kami juga dekat dengan masyarakat, saya pikir kenapa tidak siap merilis kembali,” jelasnya. Sementara itu, vokalis Ungu, Pasha merasa kesempatan untuk mengisi soundtrack di film ini merupakan sebuah kesempatan yang sangat bagus. Ia pun menyambut baik kerja sama ini. “Kami pikir ini adalah kesempatan yang penting bagi Ungu. Film SANG KYAI telah terdengar luar biasa di luar sana. Semoga kerja sama ini berjalan baik,” tutur Pasha. Saat ini, Ungu tengah bekerja untuk mencari inspirasi membuat soundtrack SANG KYAI. Meskipun diakui sulit, Pasha yakin bahwa lagu m er eka si ap 99 per sen. “Bikin soundtrack film itu gak mudah. Antara jalan cerita film dan lagu harus nyambung. Apalagi di film ini kan ada banyak unsur kaya r el i gi usi t as dan j i wa p a t riotik. Sekarang sih lagunya sudah siap 99 persen lah,” pungkasnya. (jpnn)


“Menjadikan Sebagai Pusat Pertumbuhan Ekonomi Regional Menuju Masyarakat Sejahtera, Sehat, Cerdas, Dan Berbudaya”

RADAR TOTABUAN SENIN, 18 MARET 2013

ART: GUFRAN

HALAMAN 12

DPPKAD Pemasok PAD Tertinggi Pajak Mendominasi KOTAMOBAGU Pendapatan Asli Daerah (PAD) yang ditargetkan pemerintah sebesar Rp. 9,5 Milyar pada 2012 ternyata

melebih target. Hingga akhir 2012 lalu, hasil yang didapatkan dari PAD Kota Kotamobagu mencapai Rp11,2 Milyar. Dimana dari 15 Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) penyumbang PAD, Dinas Pendapatan Penge-

lolaan Keuangan Daerah (DPPKAD) adalah penyumbang PAD terbesar dari SKPD yang ada. Kepala Dinas DPKAD Abdullah Mokoginta, SH, MSi, melalui Kepala Bidang (Kabid) Pendapatan Hasbi Umbola, SE, me-

nuturkan beberapa sekotor pendulang PAD yang dikelolanya seperti pajak hotel, restoran, hiburan, reklame, penerangan jalan, BPHTB, serta galian C. ‘’Untuk sector-sektor tersebut pada 2012 kemarin kami menargetkan Rp 3 miliar lebih

ADVERTORIAL

dan dicapai Rp 4,8 miliar,’’ terang Hasbi. Untuk 2013 ini, dari sektor-sektor tersebut kami targetkan Rp 3,6 miliar, dan per Febuari kemarin sudah pada posisi Rp 832,7 Juta. ‘’Kami yakin hingga akhir tahun bisa melebihi dari yang ditargetkan,’’ yakni Umbola. Masih menurut Umbola, selain sector tersebut, ternyata DPKAD juga

memiliki sector lain dalam hal mendulang PAD, yakni jasa giro kas daerah, Bunga Deposito, serta pendapatan lain yang sah selain pajak. ‘’Khusus ketiga sector itu kami menargetkan pada 2012 kemarin sekitar Rp 4 miliar dan alhamdulilah terpenuhi,’’ tutur Hasbi. Yang pasti total penerimaan PAD untuk DPKAD pada 2012 kemarin mencapai sekira

Rp 9 miliar. Dan di 2013 ini, khusus DPKAD pihaknya memasang target Rp 7,6 miliar dan trand didua bulan terakhir cukup positif dimana hingga akhir febuari 2013 kemarin, berada pada posisi Rp 1,7 miliar. ‘’Ini akan kami jaga terus hingga akhir tahun ini agar dapat menopang sumber-sumber PAD yang lain,’’ imbuh Umbola. (man/cep)

Djelantik Minta Maaf Kemacetan Kegiatan Pilwako

Drs Hi Djelantik Mokodompit ME WALIKOTA Ir Hj Tatong Bara WAKIL WALIKOTA

Drs Hi Mustafa Limbalo SEKKOT

JWS-IVANSA Resmi Pimpin Minahasa Pemkot Kotamobagu Ucapkan Selamat MINGGU (17/3) pukul 17.00 Wita, Drs Jantje W Sajouw, MSi dan Ivan Sarundajang, resmi menjabat sebagai Bupati dan Wakil Bupati Minahasa periode 2013-2018. Dimana pengambilan sumpah dilakukan Gubernur Sulut, Dr. S.H Sarundajang atas nama Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia. Walikota Kotamobagu, Drs. H. Djelantik Mokodompit, ME atas nama Pemerintah Kota Kotamobagu mengucapkan banyak selamat kepada kedua pasangan tersebut. “Sebagai daerah yang memiliki hubungan

histori yang kuat, KK membuka diri dengan Minahasa dalam berbagai hal demi kepentingan kemajuan daerah masingmasing. Hubungan yang selama ini terbangun harus tetap dipertahankan, bahkan ditingkatkan demi terwujudnya Sulawesi Utara sebagai daerah yang maju,” kata Walikota. Djelantik menambahkan, atas nama pemerintah dan masyarakat Kotamobagu, “saya mengucapkan banyak selamat. Semoga ditangan JWSIvanSa akan membawa Minahasa sesuai yang dicita-citakan,” kata Walikota Djelantik. (man/ adv)

WALI Kota Kotamobagu, Drs. Djelantik Mokodompit, ME, yang juga bakal calon untuk maju kembali di Pemilihan Wali Kota dan Wakil Wali Kota (Pilwako) Kotamobagu, menyampaikan permohonan maaf atas kemacetan yang terjadi di Kotamobagu selama proses pendaftaran di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kotamobagu. “Sebagai wali kota, tentunya saya harus memohon maaf kepada masyarakat umum yang terganggu aktivitasnya. Bukan hanya mas-

sa Golkar dan PDIP, tetapi massa semua pasangan calon yang mendaftar di KPU,” kata Djelantik, kemarin. Dirinya juga berterima kasih kepada jajaran Polres Bolmong, yang sudah menurunkan personilnya untuk mengamankan jalannya proses pendaftaran selama tiga hari. “Kami juga harus berterima kasih kepada Polres Bolmong yang sudah melakukan rekayasa jalur bagi pengguna jalan lainnya,” ungkapnya. Konvoi massa pendukung, lanjut Djelantik, memang tidak bisa lepas dari proses di setiap pesta demokrasi. Ini menunjukkan proses demokratisasi berjalan baik, karena masyarakat turut

Djelantik Mokodompit

terlibat aktif dalam setiap proses politik, termasuk pendaftaran. “Juga, syukur alhamdulillah, ruas jalan di Kotamobagu sudah lebar dan sudah banyak akses jalan baru yang dibuka pemerintah selang lima tahun kepemimpinan,” kata Djelantik. (man/cep)

Tertarik dengan Bank Sampah Kotamobagu Jadi Nilai Tambah

KOTAMOBAGU Apresiasi positif diberikan kepada Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu dari tim penilai adipura yang diketuai Herbita Simanjuntak dari Kementerian Lingkungan Hidup (KLH) wilayah Sulawesi, Maluku dan Papua (Sumapapua), khususnya dalam hal pengelolaan bank sampah. Dari penilaian yang dimulai kemarin, Herbita bersama anggota tim pe-

nilai lainnya lebih banyak menghabiskan waktu di bank sampah ketimbang lokasi lain yang menjadi titik nilai adipura 2012. “Saya sangat mengapresiasi usaha Pemkot Kotamobagu untuk terus membenahi persoalan persampahan. Seperti ini (bank sampah) sangat positif,” kata Herbita, kemarin. Dia justru tidak menyangka Kotamobagu akan secepat ini perkembangannya, khusus pengelolaan persampahan. Alasannya, daerah lain butuh waktu panjang untuk mengkondisikan, sementara Kotamobagu sangat cepat. “Tidak hanya sekadar me-

nampung dan menjual, tetapi membeli, mendaur ulang dan menjual. Bahkan sudah punya kelompokkelompok,” puji Herbita. Tidak hanya memuji, Herbita turut memberikan masukkan kepada Badan Lingkungan Hidup (BLH) Kotamobagu untuk segera membentuk badan hukum sendiri. “Harus ada badan hukum. Karena kelak, bank sampah ini dalam pengelolaannya harus diarahkan pada pengelolaan yang profesional. Layaknya perbankan yang ada saat ini. Punya kantor, nasabah, buku tabunganm pegawai dan sebagainya,” ujarnya. Selain itu, barang-barang bekas yang berhasil didaur ulang maupun diperbaiki dan menjadi laik pakai, ke depan bila ada pameran harus diikutsertakan. “Kalau ada pameran ikut, jangan malu. Pengembangan ekonomi kreatif memang sedang digalakkan saat ini. Jadi tidak sekadar mengumpulkan barang bekas, mendaur ulang menjadi sesuatu yang bernilai, itu lebih penting,” tandasnya. Sementara itu, Kepala BLH Kotamobagu Drs Ramlan Tegema, mengaku sangat tertantang dengan semua masukan dan usul yang diberikan tim penilai. “Kami tentunya akan terus fokus pada bank sampah ini. Terkait badan hukum, memang itu sementara diurus. Rencananya, pak wali akan meresmikan bank sampah ini,” ujarnya. Disebutkan, dalam proses pembelian kertas, kardus maupun plastik, setiap harinya dikeluarkan biaya sekira 700 ribu. Bank sampah Idaman ini, sudah mempunyai sekira 56 kelompok yang aktif sebagai nasabah. “Memang sosialisasinya belum banyak, tetapi ke depan target kita di setia kecamatan sudah punya bank sampah meski hanya sebatas membeli, menampung dan menjual,” pungkasnya. (man/cep)


RADAR TOTABUAN ART: JC_DONDO

HUKUM & KRIMINAL

LINTAS KRIMINAL

Gadis Dihamili Lalu Dibunuh SEKITAR pukul 14.00 Wita, Jumat (15/3), warga jalan Kampung Baru, Kelurahan Anduonohu, Kecamatan Poasia, Kendari Sulawesi Tenggara digegerkan dengan penemuan mayat gadis tanpa identitas di semak belukar. Tak satu pun warga yang berhasil mengenali wajah korban. Terlebih di kepala gadis yang diprediksi berusai 20 tahun itu telah menghitam dan dipenuhi belatung. Polisi yang mendatangi lokasi setengah jam setelah mayat tersebut ditemukan belum bisa menyimpulkan apakah korban tewas karena dibunuh atau bukan. Saat diketemukan, jasad tersebut dalam posisi terlentang dan mengenakan celana jeans biru dibalut baju berwarna hitam. Diduga, jasad itu sudah berada di lokasi tersebut sekitar tiga hari lalu. Ada beberapa keganjilan di tubuh gadis tanpa identitas itu. Seluruh warna kulit dan tubuh korban masih utuh kecuali di daerah kepala yang menghitam. Dugaan lain muncul jika korban dalam kondisi hamil. Pasalnya, kondisi perut korban membuncit tak seperti jasad yang meninggal dalam kondisi normal. Tepat di samping kiri perut korban terdapat luka lecet yang diduga akibat tergores ranting kayu. Polisi dari Polsekta Poasia dan Polresta Kendari tak berhasil menemukan identitas korban di saku celaka saat itu. Informasi yang berhasil diperoleh di sekitar lokasi kejadian, bila tiga hari lalu ada penghuni rumah kost yang pindah dari tempat tinggalnya. Apakah lelaki itu pelakunya, kepolisian belum berani memberikan keterangan. Rumah kost yang terdiri dari 10 kamar tersebut hampir semua diisi mahasiswa keperawatan. “Mungkin mau mengugurkan bayinya tapi tidak berhasil kemudian meninggal,” celetuk seorang ibu yang tak mau menyebut identitasnya yang kebetulan tinggal tak jauh dari lokasi penemuan mayat tersebut. Untuk diketahui, jasad gadis itu ditemukan pertama oleh Habili (37) warga RT 02 RW 01 yang rumahnya hanya beberapa meter dari tempat ditemukan mayat. Habili yang sehari-hari berkerja sebagai buruh bangunan bersaksi, sekitar pukul 14.00 Wita itu Ia hendak mencari kayu di samping rumahnya. Namun baru beberapa meter masuk dalam semak-semak tercium aroma tak sedap. “Saya mencari tahu dari mana bau saat itu, dan kaget melihat mayat,” katanya Habili seperti yang dilansir Kendari Pos (Grup Radar Totabuan), Sabtu (16/3). Kapolsekta Poasia, Kompol Abdulah D di lokasi penemuan mayat itu mengatakan, sampai saat ini pihaknya masih melakukan penyelidikan. Polisi belum bisa menyimpulkan apa-apa dari temuan itu. Soal kemungkinan gadis itu hamil atau tidak, penyidik juga masih menunggu informasi dari tim medis RS Bhayangkara. “Untuk saat ini, kami akan mencari tahu identitas korban dulu. Selanjutnya baru mencari motif pembunuhannya,” katanya, kemarin. (jpnn/yok)

HALAMAN 13

SENIN, 18 MARET 2013

Warga Pangkusa Tewas Lakalantas Terjadi di Jalur Lobong

KOTAMOBAGU - Tragis yang dialami Sumarto (57) warga Desa Pangkusa, Kecamatan Sangkub, Bolmong Utara (Bomut). Menyusul kecelakaan lalu lintas (lakalantas) yang terjadi di ruas jalan Desa Lobong, Kecamatan Passi, Bolmong. Informasi dihimpun, korban lakalantas itu meninggal di lokasi kecelakaan, setelah motor Honda Mega Pro warna hitam yang dikendarainya bersenggolan dengan mobil yang sampai saat ini belum diketahui keberadaannya. Menurut penuturan keluarga, korban dalam perjalanan dari

Desa Pangkusi, menuju Kotamobagu untuk persiapan kerja di Kelurahan Mogolaing. Paudin (50an) salah satu teman kerja korban menuturkan bahwa sekitar jam 09.00 Wita korban sempat menghubunginya dan mengabarkan ia sedang dalam perjalanan ke Kotamobagu, “Dia ba telpon bilang so di jalan, posisi so di Domisil,” tuturnya. Sekira jam 19.00 Wita tersiar kabar korban mengalami lakalantas dan langsung dilarikan ke Rumah Sakit (RS) Datoe Binangkang diangkut menggunakan mobil Satlantas Polres Bolmong. Selang beberapa menit kemudian keluarga korban berdatangan di RS. Kasat Lantas Polres Bolmong, AKP Leo Dedy Defretes SIK SH, saat dikonfirmasi menjelaskan pihaknya langsung melaksanakan olah Tempat Kejadian Perkara (TKP) dan mencari saksi-saksi di TKP. “Perkara ini akan diproses sesuai hukum y a n g b e r laku,” tegas D e fretes. (mg3/ yok)

Leo Defretes

IRGY-RADAR TOTABUAN

KOORDINASI: Kapolres Bolmong AKBP Hisar Siallagan saat berdiskusi dengan Ketua KPU KK Nayodo Kurniawan terkait pengamanan di Pilwako KK.

Tahanan Polsek Lolak Coba Kabur

BOLMONG – Aksi yang dilakukan Novri Kompania (25) warga Desa Lalow Padang, Kecamatan Lolak, terbilang nekat. Norvi yang menjadi tahanan Polsek Lolak, coba melarikan diri dengan cara menaiki atap tahanan. Percobaan kabur tahanan Norvi yang sudah beberapa kali berurusan dengan polisi itu terjadi pada Jumat (15/3) sekitar pukul 22.00 Wita. Saat itu, Novri yang ditahan karena kasus pengancaman dengan menggunakan parang terhadap warga lain, merusak plafon penjara. Novri berhasil menjebol plafon. Namun ketika mencoba menjebol atap, bunyi seng membuat petugas polsek curiga.

Dan langsung melakukan pemeriksaan sekitar. Alhasil, ditemukan seorang tahanan sedang berada di loteng tahanan. “Dia mencoba kabur dengan merusaki plafon dalam sel. Namun ketika mendengar suara seng, anggota yang berjaga langsung mengecek di dalam tahanan, ternyata didapati Novri sudah diatas loteng,” terang Kapolsek Lolak, AKP Dadang Suhendra. Selanjutnya, Novri dan dua orang tahanan langsung digiring ke Polres Bolmong untuk selanjutnya dititip ke Lembaga Rumah Tahanan (Rutan). “Saya tidak hanya membawa Novri, namun Afandi dan Marsidik (tahanan lain,red) ikut dibawa

Dadang Suhendra

untuk antisipasi aksi serupa,” terangnya. Terpisah, Novri Kompania diwawancarai mengakui tindakannya itu. “Memang kita mo coba lari nae di atas loteng,” akunya. (mg1/yok)

Polres Amankan Pelaku Pekat

Iwan P Manurung

KOTAMOBAGU – Polres Bolmong terus menggelar operasi operasi rutin setiap Sabtu malam. Kali ini, operasi yang dipimpin Kabag Ops, Kom-

pol Iwan P. Manurung SIK, dilakukan dibeberapa titik. Operasi ini bertujuan mengamankan warga yang melakukan pelanggaran lalu lintas, mabuk di tempat umum, dan persetubuhan tanpa status pernikahan serta penyakit masyarakat (pekat) lainnya. Operasi Sabtu (16/3) berhasil mengamankan barang bukti 29 kendaraan roda dua tanpa surat, 9 SIM, dan 8 STNK. Serta menagkap warga yang minum minuman keras (miras) di tempat umum yakni DB alias Defi (17), RN alias Rus (22), AD alias Aping (15), GP alias Gun (30), SP alias

NOMOR TELEPON PENTING PLN PAM

KK Induk Induuk KK KK RS Datoe Dat a oe Binangkang B Biinan angk g an gk a g Kebakaran Keba Ke baka kara rann Polres Po es Bolmong Bol olmong ngg Mobil Mobil Jenazah Mob Mo Jenaazaah Mobil Mobi Mo b l Ambulance Am mbu bula lanc la ncee nc

(0434) (04434 34) 4) 21244 21 (0434) ( 434) (0 4334) 4 23024 23 (0434) ( 434 (0 4334) 21917 21 (0434) (04334) 24428 (0 24 (0434) (0434 0434) 25111 04 2 25 085240870684 08852 5 40 4087 0 (0434) (04 0 34)) 21181 21 081356483930 081335648 081244243970 0812 08 812 124424 081340884455 08134088 081244254582 08124425

Sam (25), AP alias Acel (35), dan YW alias Yos (14). “Mereka ada yang ditangkap di Ilongkow, Mongkonai, dan Osion sedang melakukan pesta miras,” ujar Iwan. Tambahnya, babuk tilang langsung dibawa ke Satuan lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Bolmong. Sedangkan warga yang melakukan mabuk di tempat umum, masih dilakukan pembinaan di Polres Bolmong. Usai pembinaan akan menunggu untuk dijemput keluarganya, serta didampingi sangadi/ lurah dan tokoh agama. “Mereka ditahan untuk diberikan pembinaan di Polres Bolmong,” tutup Iwan. (mg1/yok)

ARS Home Stay Melayani sewa kamar/kontrakan harian, mingguan, bulanan. Lokasi strategis depan tempat Fitness & Kolam Renang. Tersedia tempat parkir dijamin aman & nyaman. (Harga Terjangkau)

Jl. Fajar Bulawan Mogolaing

HUBUNGI:

0812 446 8533

KLINIK CENTRAL TERAPY CHIN - HAU RAMUAN SUPER MUJARAB

AKUPRESORE PISCOSMATIC REFLEKSIOLOGI THERAPY MODERN

IZIN DINKES NO.: 440/D.02-KES/XII/2011

AHLI MENGOBATI SEGALA MACAM PENYAKIT KRONIS BUKA PRAKTEK TIAP HARI JAM: 08.00 - 20.00 WITA (HARI LIBUR TETAP BUKA)

SPESIALIS STROKE / LUMPUH / KANKER / TUMOR LANGSUNG DITANGANI PAKARNYA: - Tumor kandungan (rahim) kanker payudara, kanker prostat, tumor otak, penyakit sembuh sampai ke akar-akarnya - Radang lambung (maag kronis/akut) 1 paket obat 2x terapi sembuh total - Liver, hepatitis, 2 paket obat 3x terapi langsung sembuh - Mata rabun, rabun dekat/jauh/rabun tua, kornea mata glukoma, mata minus/plus, buta warna, katarak (bebas kaca mata) 1 paket obat langsung sembuh - Lemah syahwat, impotensi, ejakulasi dini, spontan ereksi, dan tahan lama 3x terapi lebih jantan dari semula Buktikan! - Keputihan separah apapun 1 minggu sembuh total - Tidak punya keturunan = 3 kali terapi perut langsung isi - Sesak nafas separah apapun 15 menit langsung lega/ringan PRAKTEK MENETAP: Jln. Raya AKD Desa Kosio Timur (bergaransi). - Stroke / Lumpuh Eskemik / Vartigo terhentinya saluran darah ke otak akibat penyumbatan - Stroke / Lumpuh Hemorragik : (Pecahnya pembuluh darah ke otak yang disebabkan oleh faktor Hipertensi / Tekanan darah tinggi akibat pembuluh darah yang tidak berfungsi secara normal) - Anemia (Tekanan darah rendah) - Kolesterol, jenis kanker / tumor, wasir, prostat, kencing batu - Asam Urat, Diabetes, ayan (Epilepsi) Gondok Steroit - Serangan jantung / koroner, kista, telinga bernanah Dengan metode Multi Therapi Herbal dalam waktu 7 hari, bisa langsung dirasakan hasilnya.

Dusun I RT I Kec. Dumoga Barat (Komp. Pertigaan Kosio Timur) CABANG: Jln. Raya AKD Desa Langagon I Dusun II RT IV Kec. Bolaang (Inobonto) HP. 081244930402 - 085396215550 (NO SMS)

Mudah sekali untuk mendapatkan seribu macam obat tetapi sangat sulit untuk mendapatkan 1x dalam pengobatan. Klinik Central Theraphy “Chin Hau” Solusinya. MOTTO CHIN-HAU

Inspirasi bagi yang sehat, Motivasi bagi yang sakit


C M Y K

“Terwujudnya Bolmong yang Berbudaya, ya, Berdaya Saing dan Sejahtera”

R A DA R TOTA B UA N SENIN, 18 MARET 2013

ART: MAULANA

HALAMAN 14

PEMBANGUNAN

WARNING: Berkaitan dengan hajat hidup warga Tanoyan Berstau, DPRD Bolmong menyarankan Bupati Bolmong Salihi Mokodongan untuk tidak bertindak sepihak dalam mengeluarkan rekomendasi ijin ke perusahaan tambang PT AMS.

Tingkatkan Kesejahteraan Warga WAKIL Bupati (Wabup) Bolmong, Yanny Ronny Tuuk STh, mengatakan pembangunan yang dilaksanakan pada tahun 2013 ini berbasis peningkatan kesejahtraan masyarakat. Ini sebagai bentuk realisasi atas komitmen pemerintah daerah. “Berbagai pembangunan, seperti pengaspalan jalan, pembuatan irigasi, gedung sekolah Yanny Ronny Tuuk dan infrastruktur lainnya dilaksanakan untuk meningkatkan kesejahtraan masyarakat. Semua harus menikmati pembangunan yang dilakukan saat ini,” ujar Tuuk, Minggu (17/3) kemarin. Dikatakannya, anggaran pembangunan sebesar Rp15,7 miliar untuk 8 jalan, dibagi merata di semua kecamatan yang ada di Bolmong. Begitu juga katanya, untuk pembangunan sekolah dilaksanakan secara merata di masing- masing wilayah. “Pembangunan dilaksanakan secara bertahap untuk semua daerah yang berada di Bolmong. Komitmen pemerintah jelas,” terangnya. Secara bertahap seluruh ruang yang belum tersentuh pembangunan akan dijamah oleh pemerintah. Selain itu terangnya, pembangunan yang dilakukan saat ini bukan milik kelompok tertentu saja. “Pembangunan untuk semua. Pembangunan yang galak- galaknya dilakukan untuk masyarakat, bukan untuk pemerintah saja,” tutupnya. (zha/yok)

IRGY/RADAR TOTABUAN

Gubernur Terbitkan SK PAW Mooduto Perintahkan Ketua DPRD Lantik Pengganti

ADVERTORIAL

Pemkab Bolmong: Selamat JWS- Ivansa BUPATI terpilih Kabupaten Minahasa periode 2013- 2018, Drs Jantje W Sajouw MSi dan Ivan Sarundajang (JWS- Ivansa) resmi dilantik oleh Gubernur Sulut DR SH Sarundajang atas nama Menteri Dalam Negeri (Mendagri)

Gamawan fauzi, Minggu (17/3) kemarin. Sama seperti Bolmong, Kabupaten Minahasa dikenal juga dengan daerah yang memiliki banyak potensi, baik Sumbedaya Manusia (SDM) dan Sumberdaya Alam

(SDA). Dua daerah ini dikenal sebagai penopang utama kemajuan Sulut dan telah terjalin kerjasama yang baik sejak dahulu. Pemkab Bolmong bangga pemimpin masa depan Kabupaten Minahasa sudah dilantik. (zha)

PEMERINTAH DAN MASYARAKAT KABUPATEN BOLMONG Mengucapkan

Selamat Atas Dilantiknya Drs Jantje W Sajouw MSi dan Ivan Sarundajang (JWS- Ivansa)

Sebagai Bupati Minahasa Periode 2013- 2018.

Hi Salihi B Mokodongan BUPATI

Yanny Ronny Tuuk STh WAKIL BUPATI Drs Farid Asimin MAP SEKDA

BOLMONG - Keinginan Yusuf Mooduto mempertahankan jabatannya sebagai anggota DPRD Bolmong hingga habis periode di tahun 2014 mendatang, pupus. Ia sudah harus ikhlas melepas jabatannya dan digantikan kader Partai Persatuan Pembangunan (PPP) lainnya. Itu karena Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PPP Bolmong, Sekretariat Daerah (Setda), dan Sekretariat Dewan (Setwan), telah menerima Surat Keputusan (SK) Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) Nomor: 61 Tahun 2013 tentang peresmian pemberhentian Yusuf Mooduto sebagai anggota DPRD Bolmong dan pengangkatan Muhtar Mamonto sebagai pengganti antar waktu. SK yang diterbitkan sejak 11 Maret itu diperkuat pula dengan surat dari Pemerintah Provinsi (pemprov) Sulawesi Utara (Sulut) Nomor: 188.44/709/ SEKR-RO HUKUM yang meminta ketua DPRD segera menjalankan SK gubernur tersebut. Surat Pemprov Sulut tersebut ditandatangani oleh Sekretaris Provinsi (Sekprov) Sulut, Ir S R Mokodongan atas nama gubernur.

Saat ini SK dan surat itu sudah di meja ketua DPRD Bolmong, Hi Abdul Kadir Mangkat SE dan tinggal dibawa ke rapat Badan Musywarah (Banmus) untuk penetapan tanggal pelantikan kepada calon pengganti. “Kami minta ketua DPRD segera memproses surat dan SK dari gubernur untuk melantik kader PPP yang menggantikan Yusuf Mooduto. Sudah cukup lama partai berjuang, dan setelah hak ini sudah didapat, kami minta jangan ada upaya ketua DPRD menghalang- halanginya,” kata sejumlah kader PPP Bolmong, Minggu (17/3) kemarin. Sekretaris Dewan (Sekwa) Bolmong, Dra Atlia Kansil SMH saat dikonfirmasi membenarkan surat dan SK PAW yang diterbitkan Gubernur Sulut tersebut. Ia mengatakan, surat dan SK itu sudah di meja ketua DPRD. “Langsung konfirmasi saja kepada ketua DPRD, surat dan SK itu sudah sejak pekan lalu,” singkat Kansil, kemarin. Dihubungi terpisah, Ketua DPRD Bolmong, Hi Abdul Kadir Mangkat SE, mengatakan surat dan SK gubernur terkait PAW terhadap Yusuf Mooduto

Yusuf Mooduto

akan ditindaklanjuti. “DPRD akan menindaklanjutinya,” singkat Mangkat, via ponsel. Sementara itu, Yusuf Mooduto hingga berita ini naik cetak belum berhasil dimintai tanggapan atas terbitnya surat dan SK gubernur tentang pemberhentian dirinya sebagai anggota DPRD. Diketahui, beberapa waktu lalu Pengadilan Negeri (PN) Kotamobagu hingga Mahkamah Agung (MA) menolak gugatan Yusuf Mooduto atas keputusan PPP yang mengusulkan PAW dan pemecatan atas dirinya. (zha/yok)

TSG 3 Bulan Belum Cair

BOLMONG - Sebanyak 1054 guru kembali mempertanyakan Tunjangan Sertifikasi Guru (TSG). Hingga Maret ini, hak para guru yang mengantongi gelar profesional itu belum juga terbayarkan. Para guru berharap, pemerintah serisu memperhatikan mereka. Dana TDG tersebut sangat dibutuhkan, sehingga jangan ditahantahan. Tak hanya di tahun 2013 ini, TSG tahun 2012 lalu masih ada yang belum dibayarkan sepenuhnya. “Masih ada satu bulan yang tersisa pada 2012 lalu. Bahkan beberapa dari kami belum mendapatkan tunjangan itu hingga 2 bulan. Khusus untuk 2013 ini, sudah 3 bulan belum dibayarkan. Kami minta secepatnya TSG dibayarkan, karena kami para guru banyak kebutuhan yang harus dipenuhi,” ungkap sejumlah guru, yang meminta

nama mereka tak ditulis. Kepala Dinas Pendidikan (Diknas) Drs Hamri Manoppo dikonfirmasi melalui Kasubag Perencanaan Mursidin Mokogombang MPd, pekan lalu, mengatakan, hingga saat ini dana TSG 2013 belum ditransfer pemerintah pusat kepada Pemkab Bolmong. “Mekanisme pencairan dana tersebut merupakan kewenangan pemerintah pusat. Sehingga, kami masih menunggu dana transfer itu. Sedangkan sisa dana TSG tahun 2012, akan dibayarkan pada 2014. Itu berdasarkan peraturan menteri keuangan. Lagi pula kapasitas Diknas kabupaten hanya menunggu dana transfer kemudian disalurkan ke masing-masing rekening para guru penerima,” terang Mokobombang. Tahun ini Diknas Bolmong mengusulkan penam-

Mursidin Mokogombang

bahan anggaran kepada pemerintah pusat sebanyak Rp42 miliar atau bertambah Rp8 miliar dari tahun sebelumnya untuk seluruh guru profesional. Total guru sertifikasi di Bolmong sebanyak 1054 orang, terbagi 937 guru dibayarkan melalui dana transfer daerah dan 117 orang dibayarkan melalui dana dekosentrasi. (zha/yok)


RADAR TOTABUAN SENIN, 18 MARET 2013

PILWAKO, ADU ....

Sambungan dari Halaman 1

batkan tokoh penting dan berpengaruh dibelakangnya. Sebut saja tiga pasangan bakal calon yang sudah resmi mendaftar ke KPU Kotamobagu, yakni Tatong Bara-Jainudin Damopolii yang diusung Partai Amanat Nasional

MSL-ISHAK ....

Sambungan dari Halaman 1

hari sebelum pendaftaran bakal pasangan calon berakhir. Sebelumnya, MSL sendiri dalam sepekan terakhir ini disebut-sebut akan berpasangan dengan Benny Rhamdani (Brani). Sementara Ishak, selalu dihubungkan-hubungkan dengan Arya Sukma Malah (ASM). Namun konstalasi politik berubah total. Proses lobi-lobi politik yang cukup panjang dan melelahkan, akhirnya menetapkan MSL sebagai balon wali kota dan Ishak balon wakil wali kota. Ishak sendiri harus legowo menjadi papan duanya MSL. Bersatunya pasangan ini juga membuat koalisi partai pengusung pun semakin banyak. MSL sebelumnya sudah diusung oleh Partai Keadilan

BRANI DAN NK ....

Sambungan dari Halaman 1

wako Kotamobagu, Benny Rhamdani (Brani) secara pribadi meminta maaf kepada warga, pendukung dan kandidat lain. Menurut Papa Nining, sapaan akrab Brani, memang berat keputusan tersebut, namun keyakinan politik berkata lain. “Saya pribadi meminta maaf, karena ada hal hal prinsip sehingga saya menyimpulkan untuk tidak memaksakan untuk maju sebagai kontestan di Pilwako,” ujar Brani. Brani juga menyampaikan terima kasih sekligus permintaan maaf kepada PKB, PPP dan PKS yang telah melakukan komunikasi politik. Brani meyakini ada hal baik dibalik semua ini. “Saya juga meminta maaf kepada Muhamad Salim Landjar (MSL) dan pendukungnya yang meminta untuk berpasangan. Dari segi visi untuk Kotamobagu kami memiliki kesamaan, sehingga dengan tulus saya meminta maaf

HERCULES. SOSOK ....

Sambungan dari Halaman 1

menggelar

operasi di Timtim. Namun nasib lain hinggap pada dirinya, musibah yang dialaminya di Tim-tim kala itu memaksa dirinya menjalani perawatan intensif di RSPAD Jakarta. Menurut pengakuan Hercules, dirinya masuk ke Jakarta pada sekitar tahun 1987. Awalnya Hercules masuk di Hankam Seroja penyandang cacat saat dirinya mendapatkan luka di bagian tangan dalam Operasi Seroja dan mendapatkan pelatihan keterampilan di sana. “Saat itu saya sudah main ke Tanah Abang dan setelah selesai di Hankam, saya ke Tanah Abang lagi. Saya merebut daerah hitam dan di situ pertarungan sengit. Hampir tiap malam ada orang mati,” kata Hercules. Bersama teman-temannya dari Timor Timur, Hercules mulai membangun daerah kekuasannya di Tanah Abang. Dari kelompok kecil, hingga Hercules membawahi sekitar 17.000 orang ‘pasukannya’ yang tersebar di seluruh wilayah Jakarta. Dan dari situlah perjalanan hidupnya menjadi Hercules yang di kenal sampai sekarang, ia jalani. Hidup di Jakarta tepatnya di daerah Tanah Abang yang terkenal dengan daerah ‘Lembah Hitam’, seperti diungkapkan Hercules daerah itu disebutnya sebagai daerah yang tak bertuan, bahkan setiap malamnya kerap terjadi pembacokan dan perkelahian antar preman. Hampir setiap malam pertarungan demi pertarungan harus dia hadapi. “Waktu itu saya masih tidur di kolongkolong jembatan. Tidur ngak bisa tenang. Pedang selalu menempel di badan. Mandi juga selalu bawa pedang. Sebab setiap saat musuh bisa menyerang,” ungkapnya Rasanya tidak percaya Hercules preman yang paling ditakuti, setidaknya di kawasan Pasar Tanah Abang, Jakarta. Tubuhnya tidak begitu tinggi. Badannya kurus. Hanya tangan kirinya yang berfungsi dengan baik. Sedangkan tangan kananya sebatas siku menggunakan tangan palsu. Sementara bola mata kanannya

(PAN). Pasangan ini selain dibackup penuh oleh Yasti Soepredjo Mokoagow, anggota DPR RI, juga ada nama lain yang berpengaruh, yakni Bupati Salihi Mokodongan. Demikian halnya pasangan incumbent yang diusung oleh Partai Golkar dan PDI Perjuangan, Djelantik Mokodompit-Rus-

tam Simbala. Kedua tokoh ini bahkan mendapat support dari Ketua PDI Perjuangan Bolmong Selatan yang juga Bupati Bolmong Selatan Herson Mayulu. Terakhir pasangan yang mendaftar pada hari penutupan, yakni Mohamad S. Landjar-Ishak Sugeha. Pasangan yang diusung empat partai yakni Par-

tai Kebangkitan Bangsa (PKB), Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Persatuan Pembangunan (PPP), dan Partai Demokrat (PD) ini didukung Bupati Boltim, Sehan S. Landjar, yang tak lain adalah adik kandung Mohamad S. Landjar. Karena itu jangan heran, di setiap pendaftaran calon yang dilakukan se-

Sejahtera (PKS), Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dan Partai Persatuan Pembangunan (PPP). Sementara Ishak Sugeha merupakan Ketua Partai Demokrat Kotamobagu. Masing-masing partai itu mempunyai kursi di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kotamobagu. PKS memiliki dua kursi, Partai Demokrat dua kursi, PKB satu kursi, dan PPP satu kursi. Dengan total enam kursi dimiliki koalisi ini melebihi batas minimal modal kursi untuk mengusung pasangan calon. Pada proses pendaftaran, pasangan calon dengan singkatan ‘LARIS’ (Landjar-Ishak) ini diantar ribuan simpatisan dan pendukungnya. Mereka memakai ratusan kendaraan roda empat, sepeda motor dan bentor. MSL dan Ishak tiba sekitar pukul 16.00

wita di kantor KPU KK dengan memakai kemeja putih sambil diiringi musik bambu. Memasuki ruangan Media Center KPU Kotamobagu yang menjadi tempat pendaftaran, pasangan calon ini dijemput Ketua KPU Kotamobagu Nayodo Kurniawan bersama empat komisioner lainya. Tampak masing-masing pengurus teras parpol pengusung seperti ketua dan sekretaris juga turut mendampingi Salim dan Ishak. Bahkan, Sehan S. Landjar, kakak kandung MSL yang juga Bupati Bolaang Mongondow Timur (Boltim) tampak ikut dalam rombongan. “Perlu diingat, kedatangan saya ini sebagai adik dari calon wali kota dan bukan kapasitas sebagai bupati,” ungkap Sehan. Usai mendaftar, KPU Kotamobagu memberikan kesempatan kepada pasangan ini untuk melaku-

kan orasi politik dan seruan Pilwako damai. Dalam orasinya MSL mengatakan bahwa jika terpilih sebagai wali kota dan wakil wali kota tidak akan menjadi pemimpin yang menguasai tapi menjadi pelayan bagi masyarakat. “Kami berdua siap menjadi pelayan masyarakat,” kata MSL. Dia juga mengatakan dalam pertarungan memperebutkan top eksekutif ini tidak ada permusuhan dengan kandidat yang lain. “Kami tidak memiliki musuh. Kami hanyalah pengemis suara rakyat,” kata Salim seraya menghimbau kepada pendungnya agar menjadikan pesta demokrasi ini sebagai Pilwako damai. Sama halnya dengan pasangan lain yang mendaftar, usai orasi MSL-Ishak melakukan road show diseputaran Kotamobagu. (fan/cep)

“terang Brani. Keputusan dari Brani untuk tidak maju tersebut disayangkan oleh banyak pihak. Punya massa militan dan tim kuat setidaknya bisa menghantarkan dia ke kursi eksekutif jika berpasangan dengan Mohamad S. Landjar. Ketika disinggung akan mendukung siapa di Pilwako KK, Brani mengaku yang pertama, akan mendukung calon usungan partai. “Selaku Kader PDIP saya wajib hukumnya mendukung calon yang diusung partai. Kedua, untuk kader PDIP pendukung saya, saya menghimbau untuk mendukung, tentu hanya menghimbau karena itu urusan kader dengan partai”. Dan yang ketiga kepada pendukung saya yang berasal dari luar PDIP, saya tidak bisa menghimbau apalagi memaksa mereka untuk mengikuti sikap saya. Karena mereka bertanggungjawab kepada Partai Politik masing-masing. tutupnya. NASHRUN DUKUNG

SEMUA Hal yang sama juga disampaikan Nashrun Koto (NK). dengan santun NK menghaturkan permohonan maaf sebesar-besarnya kepada seluruh masyarakat Kotamobagu, khususnya kepada para simpatisan dan pendukung NK. Permohonan maaf tersebut terkait belum turut sertanya NK dalam pencalonan pilwako KK periode 20132018 kali ini. Namun dia memberikan support dan mengaminkan para calon untuk bisa memberikan dan menawarkan program kerja kepada masyarakat Kota Kotamobagu untuk Kotamobagu lebih baik dalam bingkai ketulusan niatkan kebersamaan. “Besar harapan kiranya para calon bisa membangun kepercayaan kepada masyarakat dengan berpolitik yang santun dan tetap mengedapankan budaya daerah kita akan bobahasaan dan mooaheran. Dan bukan hanya karena kepentingan pribadi atau kelompok saja, tapi ber-

landaskan iman dan taqwa. Dan kepada masyarakat, NK menghimbau untuk tetap menggunakan hak pilih, Karena dengan satu suara kita akan menentukan masa depan kotamobagu tercinta. “Besar harapan masyarakat Kotamobagu tetap menjaga tali silaturahmi dan kebersamaan. Jangan karena perbedaan pendapat dan perbedaan pilihan dalam pilwako akan memecah belah silaturahmi, bahkan ikatan kekeluargaan kita. Dalam bingkai pogogutat, pogoginalum bo pototolu adi’” NK juga yakin bahwa masyarakat Kotamobagu sangat cerdas dalam menetapkan pilihan untuk bisa mencetuskan pemerintahan kotamobagu kedepan yang lebih bisa menjadi pelayan masyarakat. “Bakti kita untuk Kotamobagu tetap menjadi prioritas NK. Banyak jalan menuju ke Roma, banyak cara dan upaya untuk turut serta mengabdikan diri dalam pembangunan kotamobagu. (cep)

sudah digantikan dengan bola mata buatan. Tapi setiap kali nama Hercules disebut, yang terbayang adalah kengerian. Banyak sudah cerita tentang sepak terjang Hercules dan kelompoknya. Sebut saja kasus penyerbuan Harian Indopos gara-gara Hercules merasa pemberitaan di suratkabar itu merugikan dia. Juga tentang pendudukan tanah di beberapa kawasan Jakarta yang menyebabkan terjadi bentrokan antar-preman. Belum lagi sejumlah tawuran antar-geng yang merenggut korban jiwa atau luka-luka. Sejak pertengahan 80-an kelompok Hercules malang melintang di kawasan perdagangan Tanah Abang. Tak heran jika bagi warga Jakarta dan sekitarnya, nama Hercules identik dengan Tanah Abang. Banyak cerita dari pria yang bernama lengkap Hercules Rozario Marshal ini. Mulai sepak terjangnya ketika memulai menjadi preman di Jakarta, isu kedekatannya dengan Prabowo Subianto, hingga pengakuannya yang kini belum pernah membunuh orang dan soal mitos yang menyebut dirinya kebal peluru. Meski tubuhnya kecil, nyali pemuda kelahiran Timtim (kini Timor Leste) 45 tahun lalu ini diakui sangat besar. Dalam tawuran antar-kelompok Hercules sering memimpin langsung. Pernah suatu kali dia dijebak dan dibacok 16 bacokan hingga harus masuk ICU, tapi ternyata tak kunjung tewas. Bahkan suatu ketika, dalam suatu perkelahian, sebuah peluru menembus matanya hingga ke bagian belakang kepala tapi tak juga membuat nyawa pemuda berambut keriting ini tamat. Ada isu dia memang punya ilmu kebal yang diperolehnya dari seorang pendekar di Badui Dalam. Pada suatu kesempatan ada yang mencoba menanyakan salah satu mitos yang beredar di kalangan masyarakat adalah apakah Hercules kebal peluru? Dengan tersenyum Hercules, membantah hal itu. “Kita tidak kebal peluru. Kita selalu selamat karena berbuat amal, membantu anak yatim piatu. Doa mereka yang selalu membuat saya selamat,” uangkapnya. Di balik cerita-cerita seram mengenai dirinya, jarang yang

mengetahui bahwa ternyata Hercules adalah penerima penghargaan Bintang Seroja dari pemerintah, saat bergerilya di Timor Timur. Di balik sosok yang menyeramkan ini juga , ada sisi lain yang belum banyak diketahui orang. Dalam banyak peristiwa kebakaran, ternyata Hercules menyumbang berton-ton beras kepada para korban. Termasuk buku-buku tulis dan buku pelajaran bagi anak-anak korban kebakaran. Begitu juga ketika terjadi bencana tsunami di beberapa wilayah, Hercules memberi sumbangan beras dan pakaian. Soal beras, memang tidak menjadi soal baginya karena Hercules memiliki tujuh hektar sawah di daerah Indramayu, Jawa Barat. Bahkan juga bantuan bahan bangunan dan semen untuk pembangunan masjid-masjid. Sisi lain yang menarik dari Hercules adalah kepeduliannya pada pendidikan. “Saya memang tidak tamat SMA. Tapi saya menyadari pendidikan itu penting,” ujar ayah tiga anak ini. Maka jangan kaget jika Hercules menyekolahkan ketiga anaknya di sebuah sekolah internasional yang relatif uang sekolahnya mahal. Bukan Cuma itu, ketika Lembaga Pendidikan Kesekretarisan Saint Mary menghadapi masalah, Hercules ikut andil menyelesaikannya, termasuk menyuntikan modal agar lembaga pendidikan itu bisa terus berjalan dan berkembang. Hercules pun aktif duduk sebagai salah satu pimpinan di situ. Walau bertahun-tahun mengembara di negeri orang, tapi sosok Hercules tetap berpegang teguh pada nilai-nilai budaya Timor Leste. Hal ini terlihat jelas saat sejumlah armada Koran ini bertandang ke kediamannya yang terletak daerah Kebun Jeruk, Jakarta, pada medio Juni 2004. Kedatangan armada STL yang dikomandoi Godinho Barros, yang tidak lain adalah saudara sepupu Hercules diterima dengan penuh kekeluargaan. Menurut pegakuan Hercules , dia beberapa kali berurusan dengan kepolisian. Meski pernah dipenjara beberapa waktu, Hercules mengakui hingga saat ini dirinya belum pernah sekali pun melakukan tindakan pembunuhan dan pemerasan. Dalam kasus penyerangan

ke kamar Jenazah RSCM, Hercules menyebutkan saat itu ditahan selama 60 hari dan pada kasus Indopos, dirinya ditahan selama 40 hari. “Saya tidak pernah ditahan karena membunuh orang, memeras orang. Nama saya di kepolisian masih bersih. Mudah-mudahan tidak ada,” ucapnya. Dalam kasus premanisme, lanjut Hercules, preman berasal dari kata free-man yang berarti orang bebas. Banyaknya preman yang muncul dikarenakan masalah pendidikan dan tidak dimilikinya keterampilan untuk berkembang. Namun jika preman itu melakukan tindakan kekerasan maka adalah tanggung jawab kepolisian untuk menindaknya. Biasanya preman ini berakhir bekerja sebagai debt collector. Hercules pun juga mengakui dirinya pernah bekerja debt collector.”Ya kalau tidak dibayar ya saya tagih,” katanya. Mengenai pertobatannya, dia mengungkapkan bahwa sejak tahun 2006 lalu, dia memutuskan memulai pertobatannya. Kini Hercules mengaku memasuki dunia bisnis seperti kapal, dan perikanan. “Manusia hidup sementara. Mati akan dipanggil satu-satu, tinggal menunggu kematian. Sekarang, saya sadar, saya bertobat, masuk dunia bisnis dan membantu manusia yang membutuhkan,” kata Hercules yang menyebut pertobatan Hercules ini dimulai sejak 10 tahun yang lalu. Hercules pun membuat ormas yang disebutnya sebagai Gerakan Rakyat Indonesia Baru (GRIB). Dengan ormas ini Hercules berharap dapat membantu masyarakat lainya yang terkena musibah. Kalau dityanya soal kedekatan Hercules dengan Prabowo. Hercules menegaskan bahwa dirinya dengan Prabowo Subianto mempunyai kedekatan emosional. Hal itu dikarenakan dirinya bersama Prabowo adalah alumni dari Timor Timur. Namun, tidak hanya kepada Prabowo saja Hercules dekat secara emosional, pria ini juga mengaku dekat dengan orangorang yang sama-sama berjuang di Timor Timur. “Jadi bukan hanya Prabowo saja. Tidak ada hubungannya dengan yang lain selain emosional,” terangnya. (wrorldpress/cep)

HALAMAN 15 jak Kamis hingga Sabtu pekan kemarin, ketiga bakal calon tersebut melibatkan kekuatan para tokoh di belakangnya. Yang menarik, alasan mereka saat ditanya mengapa terlibat dalam ivent politik ini? rata-rata mengaku karena garis partai. Lain lagi dengan Bu-

pati Sehan S. Landjar, yang mengatakan bahwa keterlibatan dirinya mendukung Mohamad S. Landjar, semata hanya hubungan keluarga. "MSL itu kakak kandung saya, masak saya tidak boleh memberikan dukungan kepada kakak saya? Tidak ada aturan adik tidak di-

5 PASANG RESMI ....

KPUD Kotamobagu sendiri, kata Nayodo, menjadwalkan pemeriksaan kesehatan para pasangan calon dimulai 17 hingga 23 Maret. Hasil pemeriksaan ini akan disampaikan ke KPUD Kotamobagu pada 24 Maret mendatang. Sementara itu, beberapa kalangan menilai komposisi pasangan yang akan ikut bertarung di ajang pemilihan walikota dan wakil walikota periode 2013-2018 kali ini akan memberi warna tersendiri. Apalagi kehadiran Djelantik Mokodompit yang notabene merupakan Walikota Kotamobagu serta Tatong Bara yang kini masih menjabat Wakil Wali Kota Kotamobagu . ‘’Paling tidak persaingan keduanya akan membuat

Sambungan dari Halaman 1

ajang pemilihan walikota dan wakil walikota periode 2013-2018 pada 24 Juni mendatang. ‘’Berkas kesemua pasangan bakal calon akan kita verifikasi hingga 7 mei mendatang,’’ jelas Ketua KPUD Kotamobagu, Nayodo Koerniawan SH. Selanjutnya, hasil verifikasi ini akan menjadi dasar hukum bagi KPUD Kotamobagu untuk menentukan psangan calon yang memenuhi syarat. ‘’Jadi penetapan wali kota dan wakil wali kota akan kita umumkan pada 8 mei. Esoknya (9 Mei, red) dilanjutkan dengan penetapan pasangan calon yang memenuhi syarat,’’ sambungnya.

HERSON AKHIRNYA ....

Sambungan dari Halaman 1

son yang menolak Kotamobagu sebagai ibukota Provinsi Bolaang Mongondow Raya (P-BMR), sempat membuat geregetan Panitia Pemekaran Provinsi Bolaang Mongondow Raya (P3BMR). Jum’at (15/3) pekan kemarin, tepatnya usai shalat Jum’at, Om Oku, sapaan akrab Herson, akhirnya menandatangani draf P-BMR tersebut di Universitas Dumoga Kotamobagu (UDK). Sebelum menandatangani dokumen tersebut, Herson di hadapan sejumlah civitas akademika UDK, dan panitia pemekaran memberikan sedikit kata pengatar sekaligus memberikan jawaban atas sikap tegasnya terkait beberapa persoalan yang sempat menjadi polemik di media massa. Menurut dia tidak ada niatan dirinya untuk menghambat pembentukan PBMR. “Seperti yang diketahui bersama, sejak Bolmong mekar saya terlibat disitu. Tidak alasan bagi saya untuk menghambat pembentukan Provinsi Bolmong Raya,” tegasnya. Pada kesempatan itu, Herson menjelaskan mengapa dirinya lebih memilih Lolak dari pada Kotamobagu sebagai ibu

DIIMINGI PLAYBOY ....

Sambungan dari Halaman 1

tut payudaranya harus besar oleh majalah Playboy. Rp 300 juta bayarannya," ujar Cynthiara Alona di Panti Asuhan Anak Tebet (PKBM) Jl Tebet Barat Raya Gang Keamanan 1, Tebet, Jakarta Selatan, Sabtu (16/3).

perbolehkan mendukung kakaknya,"ujar Sehan. Dia menambahkan, tidak ada instruksi secara institusi mendukung salah satu pasangan calon. "Tidak ada instruksi atau apapun untuk memberikan dukungan kepada MSL secara institusi Pemkab Boltim,"tegasnya.(cep)

Nayodo Koerniawan

tensi politik di Pilwako tinggi. Karena keduanya dikenal punya basis massa yang kuat dan sebelumnya mereka merupakan pasangan yang terpilih secara demokratis di Pilwako yang lalu,’’ nilai sejumlah warga. (fan/tad)

kota provinsi nanti. “Kotamobagu tidak representatif menjadi ibu kota kecuali wilayah Lolayan dan Passi bergabung dengan Kotamobagu. Alhasil, wilayah Kotamobagu semakin luas. “Sehingga kenapa kita tidak pernah berpikir Bolmong yang baru sementara mendesign kotanya kenapa kita tidak bergabung didalamnya dan menjadikan Bolmong menjadi Ibu kota provinsi? Dan itu pendapat saya, dan didalam alam demokrasi saat ini, perbedaan itu biasa,” ujar Herson. Dia menyayangkan P3BMR tidak ada yang bisa menjelaskan tentang alasan pemilihan Kotamobagu. “Saya tidak salah juga kan untuk bertanya karena hal tersebut bukanlah hal yang haram,” ujar Herson sambil menambahkan dirinya memohon maaf kepada beberapa panitia pemekaran yang sempat datang menyodorkan dokumen tersebut, namun tidak sempat ditandatangani. “Namun saya sangat sadari dialam demokrasi saat ini dan dengan melihat kondisi 4 daerah setuju, maka saya haru ikut dengan alam demokrasi yang ada ini,” ungkapnya, memberikan alasan. “Saya hanya ingin ada yang mampu memberikan argumen yang realistis terkait penunjukan Kota-

mobagu sebagai Ibu kota. Dan Alhamdulillah setelah lama berargumentasi adik saya Sehan Ambaru mampu memberikan penjelasan yang masuk akal terkait alasan tersebut,” tutur Herson, usai memberikan mengutarakan hal tersebut. Sehan, yang sempat disebut Herson sebagai orang yang mampu memberikan pencerahan terhadapnya terkait persoalan tapal batas, mengatakan pada perinsipnya tak banyak yang disampaikan dia terhadap Bupati Bolsel. “Cukup alot juga perdebatan yang kami lakukan baik bertemu langsung maupun via BBM. Dimana selain berbagai tekanan, saya mengutarakan kepada beliau bahwa terkait penentuan ibu kota tidak harus menjadi polemik disaat ini, karena hal tersebut bisa dibicarakan kelak. Yang terpenting adalah terbentuknya P-BMR,” ujar Sehan, saat diminta menceritakan proses hingga Herson mau menandatanggani hal tersebut. Salah satu yang menjadi argumennya adalah 4 kabupaten yang ada adalah daerah penyangga Kotamobagu sebagai daerah pemerintahan. “Sehingga Kotamobagu tinggal menjadi kota jasa yang ditopang 4 kabupaten yang ada,” tandasnya. (man/cep)

Dia membenarkan kalau dirinya telah melakukan operasi payudara. Operasi dilakukan sekitar 7 tahun lalu, di mana tiga tahun sebelumnya dia mendapat tawaran dari Playboy. "Operasi payudara itu benar, 10 tahun yang lalu ditawarin. 7 tahun yang lalu operasinya," lanjutnya. Alona mengaku tidak

bermaksud apa-apa saat melakoni operasinya saat itu, selain hanya karena tuntutan pekerjaan. "Itu tuntunan kerjaan aja sih," tandasnya ringan. Foto seksi Cynthiara Alona sendiri banyak beredar di internet, saat itu dia mengaku kalau tidak tahu foto-foto telanjangnya disebarkan ke dunia maya. (kpl/har)

KADAR GULA DARAH TURUN, BADAN PUN TIDAK MUDAH LELAH

“SUDAH 1 tahun saya mengidap diabetes. Kalau kadar gula darah tinggi, rasanya benarbenar tidak nyaman… saya jadi mudah lemas karenanya.” Terang Lili Mamonto, seorang ibu rumah tangga. Obat apapun, memang belum dapat melakukan pencegahan terhadap diabetes tipe 1, dimana ketidakmampuan pankreas memproduksi insulin sejak lahir. Berbeda denga tipe 2, yang sering dicetuskan oleh faktor genetik, obesitas, kurang olahraga, serta pola makan yang tidak sehat, sesungguhnya diabetes dapat dicegah, salah satunya dengan terapi Gentong Mas. Diabetes adalah peningkatan kadar glukosa darah akibat kekurangan insulin baik yang sifatnya absolut maupun relatif atau resistensi reseptor insulin. Diabetes melitus sangat erat kaitannya dengan mekanisme pengaturan gula normal. Untuk mengatasi keluhannya, wanita berusia 49 tahun ini sudah lama berobat, sampai akhirnya ia mengetahui tentang Gentong Mas. Setelah minum dengan rutin, nenek 3 orang cucu ini pun merasakan manfaatnya, “Sekarang kadar gula darah sudah turun, berat badan naik, stamina pun meningkat, saya jadi tidak mudah lelah.” Ungkap warga Mongkudai, Modayat Barat, Bolang, Mangadau Timur, Sulawesi Utara tersebut. Ia berharap pengalaman sehatnya itu dapat bermanfaat bagi orang lain, “Mudah-mudahan pengalaman saya ini bermanfaat.” Pungkasnya. Tak diragukan, Indonesia kaya akan sumber daya hayati dan merupakan salah satu negara megabiodiversity terbesar di dunia. Indonesia juga dikenal sebagai gudangnya tumbuhan

obat (herbal) sehingga mendapat julukan live laboratory. Kini, Gentong Mas hadir sebagai minuman herbal alami dengan bahan utama Gula Aren dan Nigella Sativa (Habbatussauda) yang terstandar, yakni sediaan obat bahan alam yang telah dibuktikan keamanan dan manfaatnya secara ilmiah dengan uji praklinik dan bahan bakunya telah di standarisasi. Habbatussauda dalam Gentong Mas dipercaya dapat meningkatkan fungsi insulin dan mengurangi resistensi reseptor insulin, sedangkan Gula Aren berperan dalam optimalisasi kerja reseptor insulin. Gentong Mas juga mengandung Chromium yang efektif memperlancar metabolisme gula darah dan mengatur kepekaan sel terhadap insulin sehingga meringankan kerja pankreas. Selain itu, indeks glisemik dalam Gula Aren yang sangat aman bagi kesehatan yaitu hanya 35 (aman jika indeks glisemik dibawah 50), mampu menjaga dan merawat pankreas agar tetap berfungsi dengan baik. Meski demikian, untuk mendapatkan hasil maksimal, disarankan untuk mengatur pola makan, olahraga, pengaturan berat badan seideal mungkin, diet rendah lemak, kontrol stress, dan menghindari rokok serta alkohol. Dengan aturan penggunaan yang tepat, manfaat bagi kesehatan dan kelezatan rasanya membuat semakin banyak masyarakat yang mengkonsumsi Gentong Mas. Untuk informasi lebih lanjut silahkan kunjungi www.gentongmas.com. Bagi Anda yang membutuhkan Gentong Mas bisa didapatkan di apotek/ toko obat terdekat atau hubungi: Kotamobagu : 082188648060. Bolmong, Boltim, Bolsel: 081356411784 Bolmut: 085399652745 Depkes: P-IRT:812320501114


ADVERTORIAL Djelantik-Rustam Koalisi Kuat CMYK

SENIN, 18 MARET 2013 HALAMAN 16

R A D A R T O TA B U A N

ART: WIRA PERI

KOALISI dua partai besar, Partai Golkar (PG) dan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), resmi mendaftarkan pasangan Drs H.Djelantik Mokodompit ME dan Rus-

tam Simbala A.Md.Par, sebagai bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota kotamobagu periode 2013-2018, di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Kotamobagu, Jumat (15/03). Menggunakan kemeja kotakkotak ala

Jokowi yang dikombinasikan warna kuning, Djelantik-Rustam didampingi istri tercinta Ny Hj Lilianty Mokodompit-Mokoagow dan Ny Helmi Lomotu. Menaiki kendaraan Bentor, ‘Djelas’ (Djelantik-Rustam) diantar puluhan ribu pendukungnya diiringi ribuan kenda-

raan roda dua dan empat. Dalam orasi politiknya Djelantik menyampaikan siap melanjutkan kepemimpin a n n y a b e rsama Rustam

untuk 5 tahun ke depan. Tak lupa Djelantik yang saat ini menjabat Walikota Kotamobagu mengimbau kepada seluruh pendukung untuk menjaga keamanan dan ketertiban selama pelaksanaan pesta demokrasi. (adv)

PARTAI PENDUKUNG Marlina Moha Siahaan (MMS) Ketua DPD II PG Bolmong: “JM-RS adalah pasangan serasi. Kolaborasi PG-PDIP akan membawa kemenangan di Pilwako KK ini.

Herson Mayulu Ketua DPC PDIP Bolsel : “Ini adalah koalisi kerakyatan. PG-PDIP merupakan dua parpol besar yang akan membawa kemenangan di Pilwako KK. Diana J.Roring Ketua DPC PDIP Kotamobagu : “Djelantik-Rustam merupakan pasangan ideal yang diharapkan rakyat kotamobagu. Seluruh pengurus dan simpatisan PDIP kotamobagu siap mengantarkan pasangan ini sebagai pemenang di Pilwako KK.

Yanny Tuuk Ketua DPC PDIP Bolmong : “Ini adalah koalisi besar. PG dan PDIP sama-sama memiliki basis massa yang jelas. Djelantik-Rustam akan memenangkan Pilwako KK. Aditya Didi Moha (ADM) Bendahara DPD 1 PG Sulut: “JM-RS adalah koalisi kerakyatan. PG-PDIP memiliki kebersamaan platform kenagsaan/kerakyatan. Kedua figur juga memiliki basis massa dan kekeluargaan yang menyebar. Saya optimis pasangan ini akan menang di Pilwako.

Menggunakan kendaraan Bentor, Djelantik-Rustam diantar puluhan ribu pendukungnya.

Djelantik-Rustam dilepas secara adat sebelum peleksanaan pendaftaran pasangan bakal calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kotamobagu.

Pasangan Djelantik-Rustam menandatangani berita acara pendaftaran disaksikan Ketua KPU KK Nayodo Koerniawan dan komisioner KPU.

Foto bersama dengan pengurus DPD PG Bolmong Raya dan pengurus DPC PDIP Bolmong Raya usai mendaftar.

Sehan Mokoapa Mokoagow Ketua DPD II PG Boltim : “PG-PDIP adalah dua kekuatan besar. Saya yakin Koalisi ini akan memenangkan pertarungan Pilwako KK nanti.

Pasangan calon Djelantik-Rustam menyapa pendukung dan simpatisan saat road show.

Dengan langkah pasti, Djelantik-Rustam memasuki halaman kantor KPU KK.

Penyerahan berita acara oleh Ketua KPU KK Nayodo Koerniawan kepada pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kotamobagu.

Foto besama dengan pengurus DPD II PG KK dan pengurus DPC PDIP KK usai mendaftar.

Puluhan ribu pendukung siap memenangkan pasangan Djelantik-Rustam saat road show.

Sesaat sebelum pendaftaran, Djelantik-Rustam dijemput dengan itum-itum (Bahasa Adat).

Pasangan Djelantik Mokodompit-Rustam Simbala didampingi istri tercinta Ny Hj Lilianty Mokodompit-Mokoagow dan Ny Helmi Simbala-Lomotu.

Foto bersama dengan para tokoh dan sesepuh Partai Golkar dan PDIP.

Partai pengusung (PG-PDIP) secara resmi mendaftarkan Djelantik-Rustam di KPU KK.

Pasangan Djelantik-Rustam saat foto bersama komisioner KPU KK usai mendaftar.

Pasangan Djelantik-Rustam saat orasi politik dihadapan puluhan ribu pendukungnya di halaman KPU KK.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.