Radar Totabuan 30 April 2013

Page 1

Koran

No.1 di

BOLMONG RAYA

NOMOR 1414 TAHUN: V SELASA 30 APRIL

ECERAN: Rp 3.000,-

TAHUN 2013

LUGAS, SANTUN, DAN TERDEPAN

e-mail redaksi: radar_totabuan@yahoo.com e-mail iklan: iklanradartotabuan@yahoo.com ART: GUFRAN

Ungkap Otak Perusuh Moyag Awas Penimbun BBM..!! Dampak Kenaikan BBM dan Sembako KOTAMOBAGU - Pemkot Kotamobagu melalui Kepala Dinas Perdagangan Perindustrian dan Penanaman Modal Koperasi (Disperindakop), Hamzah Kastur SE ME, mengakui rencana kenaikan harga BBM bersubsidi merupakan pilihan yang dilematis oleh pemerintah pusat. Pasalnya, apabila dinaikkan, maka akan menggerus tingkat pendapatan masyarakat. Sedangkan jika tidak dinaikkan maka akan Baca AWAS .... HAL:15

Denny Adare

Polres Gelar Rekonstruksi Peristiwa

REKONSTRUKSI: Hamid Masloman salah seorang tersangka kasus Moyag tengah merekaulang pengrusakan di Kantor Dekot Kotamobagu, Kamis (25/4).

KOTAMOBAGU – Puluhan warga yang terlibat HARRY/RADAR TOTABUAN

TENAGA KERJA

1 Mei Libur Nasional PARA buruh di Indonesia akan menerima kado dari Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) saat peringatan Hari Buruh Internasional (Mayday) nanti. Menurut Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) Said Iqbal, kado itu adalah penetapan Hari Buruh yang jatuh pada tanggal 1 Mei sebagai hari libur nasional. “Beliau akan berikan kado istimewa yang sudah kami tunggu-tunggu lama sekali. Akan jadikan 1 mei sebagai hari libur nasional pada tahun-tahun berikutnya,” ujar Said usai bertemu Presiden SBY di Istana Negara, Jakarta, Senin (29/4). Presiden menjanjikan peresmian hari libur itu saat bertemu dengan sejumlah aktivis buruh di antaranya dari Konfederasi Serikat Baca 1 MEI .... HAL:15

ARTIS

Tamara Bleszynski

Men-tweet FOTO Vulgar KEMBALI, account Twitter pesohor tanah air jadi korban pembajakan. Kali ini yang jadi giliran ulah jahil hacker adalah Tamara Baca MEN- .... HAL:15

Baca UNGKAP .... HAL:15

Gaji Pokok PNS Tertinggi 5 Juta KOTAMOBAGU – Kabar gembira bagi puluhan ribu Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Bolmong raya. Kenaikan gaji pokok

MISI MUSTAHIL MADRID-BARCA

Baca GAJI .... HAL:15

Rekrutmen Calon KPU Bolsel Diperpanjang

KALAH telak di leg pertama membuat jalan Real Madrid dan Barcelona menuju final Liga Champions sangatlah terjal. Meski bukan mustahil, tapi misi itu sangatlah berat. Dan sebaliknya, meski teramat Baca MISI .... HAL:15

cristiano RONALDO

lionel MESSI

Pilwabup Bolsel 10 Mei Resmi Cawabup, Kamaru-Badu Adu Kuat MOLIBAGU - DPRD Kabupaten Bolsel secara

resmi menetapkan Iskandar Kamaru dan Syamsul Bahri Badu sebagai Calon Wakil Bupati (Cawabup), dalam rapat paripurna Senin (29/4). Badu dan Baca PILWABUP .... HAL:15

Iskandar Kamaru

Syamsul Bahri Badu

MOLIBAGU - Tim Seleksi (Timsel) anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bolmong Selatan (Bolsel), akhirnya memperpanjang pendaftaran anggota KPU selama 7 (Tujuh) hari. Perpanjangan ini dilakukan, karena pendaftar untuk c a l o n anggota KPU, belum memenuhi kuota, Baca REKRUTMEN .... HAL:15

Ali Fauzi; Adik Amrozi yang Enggan Disebut Insaf jadi Teroris

Cukup Tiga Jam Ajarkan Orang Awam Bikin Bom Tak banyak teroris yang “insaf” dan ikhlas meninggalkan aktivitasnya. Namun bagi Ali Fauzi yang memilih meninggalkan dunia terorisme, ia tak ingin disebut insaf. Berikut obrolan singkat dengan adik Amrozi -terpidana mati Bom Bali I, seputar pengalamannya selama bergabung di Jamaah Islamiyah (JI).-

K

AMIS (25/4) sore Gedung Biru kembali kedatangan tamu. Kali ini Redaksi Kaltim Post (Grup Radar Totabuan) di Jalan Soekarno Hatta, Kilometer 3,5 Balikpapan itu disambangi Ali Fauzi, mantan anggota JI. Ali yang merupakan “pelaku sejarah”, mendampingi kunjungan Ketua Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Ansyad Mbai; didampingi Deputi I Bidang Pencegahan, Perlindungan, dan Deradikalisasi, BNPT, Agus

Wartawan dan seluruh karyawan iklan, pemasaran Radar Totabuan dilarang keras menerima uang atau pemberian dalam bentuk apapun dari sumber berita dan relasi.

Surya Bakti; korban pengeboman Hotel JW Marriott Jilid II, Max Boon; dan sejumlah jajaran BNPT. Ali berkisah, tepat 1998, ia ditunjuk oleh JI Jawa Timur menjadi instruktur materi field engineering (metode pengeboman). Selama di sana, dia sudah melatih 250-an orang Indonesia belajar merakit bom. Tak sekadar merakit bom, setiap anggota JI didoktrin jihad. Namun, jihad yang diajarkan itu dinilainya tak sesuai syariah Baca CUKUP .... HAL:15

KELUARGA TERORIS: Ali Fauzi (tengah).

JP PHOTO

Seluruh urusan pembayaran ke Radar Totabuan dalam bentuk advertorial, iklan dan koran harus melalui kontrak dan kwitansi resmi.


RADAR TOTABUAN HALAMAN 2

SELASA, 30 APRIL 2013

ART: JC_DONDO

NARKOBA

BNP Musnahkan Shabu Senilai Rp2,2 Milliar

BADAN Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Sulawesi Utara memusnahkan narkotika jenis sabu-sabu seberat 1074,9 gram. Sabu ini merupakan barang bukti hasil penangkapan Bea dan Cukai Bandara Sam Ratulangi dan BNN Provinsi Sulut di Bandara Internasional Sam Ratulangi Manado. Pemusnahan sabu senilai Rp2,2 milliar ini dilakukan di halaman kantor BNP Sulut, di Jalan 17 Agustus Teling Atas, Senin (29/4/2013) pukul 11.00 WITA. Kepala BNN Sulut, Kombes Pol John Latumeten menjelaskan sabu yang dimusnahkan merupakan sabu hasil penangkapan Bea dan Cukai Bandara Sam Ratulangi dan BNN Provinsi Sulut di Bandara Internasional Sam Ratulangi Manado, dari tersangka ST alias Sukrita, warga negara Thailand. “Sudah ada penetapan dari Pengadilan Negeri untuk pemusnahannya. Apalagi barang bukti ini merupakan sabu jaringan internasional,” ujar Latumeten kepada sejumlah wartawan, usai pemusnahan. Pemusnahan ini dilakukan dengan cara 3 paket sabu dengan masing-masing berat 451,7 gram, 94,4 gram dan 528,8 gram, dilarutkan ke dalam air, dan kemudian dibuang ke dalam lubang septik tank. “Ini merupakan berat bersih yang dimusnahkan, tidak termasuk lagi untuk pembuktian di Pengadilan serta pengujian laboratorium,” lanjutnya. Lanjut Latumeten, pemusnahan sabu ini bertujuan untuk menghindari penyalahgunaan kembali oleh oknumoknum tertentu, dan harus sesuai dengan amanat Pasal 75 huruf K dan Pasal 91 UU No 35/2009 tentang narkotika. “Barang bukti narkotika harus dimusnahkan jika kasusnya sudah mendapatkan ketetapan pengadilan,” jelasnya lagi. Pemusnahan sabu ini dihadiri Kapolda Sulut Brigjen Pol Dicky Atotoy, perwakilan Bea dan Cukai Manado, pihak Bandara Sam Ratulangi, BP POM Manado dan sejumlah wartawan media cetak dan elektronik. (bk/fan)

Pemprov Siap Dongkrak Pendapatan Petani Kelapa

S Rahmat Mokodongan

MANADO – Pemerintah Provinsi. Sulawesi Utara akan melakukan terobosan guna mendongkrak pendapatan petani kelapa di Sulut ini, caranya dengan melakukan proses pengolahan kopra menjadi bahan baku minyak oleh masyarakat sendiri. Hal

ini disampaikan Sekretaris Provinsi Ir Siswa Rachmad Mokodongan. “Kopra akan diolah menjadi minyak kelapa, nantinya melalui Koprasi dan Dinas Perindustrian dan Perdagangan diminta untuk melakukan terobos ini,” ujar mantan Kepala Dinas Kehutanan ini. “Pemprov sendiri akan menyediakan dana untuk kelompok tani yang akan melakukan pengolahan kopra menjadi minyak, bantuan dana ini nantinya untuk pengadaan mesin penolahan kopra menjadi minyak,” jelas Mokodongan. Anggaran ini nantinya akan diambil dari anggaran pemerintah daerah. Dia menambahkan, hal ini penting guna mendong-

F-ISTIMEWA

PETANI kelapa mendapat perhatian khusus dari Pemprov Sulut.

krak pendap a t a n p e t a n i kelapa yang beberapa tahun terakhir belum menunjukan peningkatan pendapatan secara signifi-

kan dikarenakan harga kopra y a n g r e l a t i f k e c i l dan belum ada peningkatan harga yang berarti.

Dia mengharapkan dengan adanya terobosan ini, pendapatan petani kelapa akan semakin besar dan sejahtera. (bm/fan)

Hadapi Aksi Hari Buruh, Polda Tarik Personil

MANADO – Peringatan Hari Buruh Internasional, yang akan berlangsung pada 1 Mei pekan ini, pihak Polda Sulut menarik personil yang ditugaskan di beberapa daerah yang tengah mengelar pemilihan kepala

daerah (Pilkada). Seperti yang ada di wilayah Kabupaten Bolmut dan wilayah Kota Kotamobagu. Hal ini seperti yang diungkapkan Kabid Humas Polda Sulut AKBP Denny Adare. “Polda Sulut akan segera

menarik semua pasukan yang saat ini tengah mengamankan persiapan Pilkada di 5 daerah termasuk yang ada diwilayah Bolmong Raya. Ini untuk persiapan pengamanan dalam rangka peringatan Hari Buruh Internasional dalam waktu dekat ini,” ujar Adare. Menurut Adare, antisipasi ini dilakukan untuk menjaga adanya aksi besarbesaran disejumlah instansi

pemerintahan yang ada di Sulut dalam hal ini yang ada di wilayah Manado. “Biasanya dalam hari buruh, ada aksi besar-besaran yang dilakukan oleh para buruh yang ada di Sulut dalam bentuk demonstrasi ini. Yang perlu di antisipasi oleh kepolisian dalam hal pengamanan wilayah sesuai instruksi dari Kapolri, untuk mengamankan daerah,” tegas Adare. (war/fan)

Denny Adare

SHS Sumbang Pikiran for Papua

S Harry Sarundajang

MANADO - Gubernur Sulawesi Utara Dr. Sinyo Hari Sarundajang (SHS), Senin (29/4/2013), hadir dan memberikan kontribusi pemikiran dalam pertemuan eksploratif visi bersama untuk masa depan Papua yang dilaksanakan di GKIC Manado. Kehadiran tokoh plural-

isme tersebut bukan tanpa alasan, dimana Sarundajang mempunyai ikatan emosional yang cukup kuat dengan daerah Papua ketika Sarundajang melaksanakan mandat dari Kemendagri atas penentuan batas wilayah antara Negara dalam hal ini Papua untuk Indonesia dan Papua Nugini. “Pada dasarnya Papua merupakan elemen penting untuk terus dipertahankan dalam kesatuan politik maupun teritorial Indonesia. Sebagai elemen penting, Papua harus dibangun sama seperti daerah lain. Namun ternyata ada banyak kejanggalan,’’ ujar mantan Staf Ahli Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Bidang Strategis ini. Sarundajang selanjutnya menjelaskan, keberadaan Papua dalam NKRI sah secara hukum internasional berdasarkan hasil penyelenggaraan act of free choice pada tahun 1962 dan pernyataan dukungan dari Negara lain. “Namun sebagian masyarakat Papua terus mempersoalkan sejarah integrasi Papua ke Indonesia,’’ tukasnya sembari menambahkan belum lagi soal kebijakan politik dan ekonomi yang telah dikeluarkan untuk daerah Papua yang terbilang sangat banyak. Diantaranya penetapan dan pemberlakuan UU nomor 21 tahun 2001 mengenai otonomi khusus Papua sejak 21 November 2001. “Banyak pihak optimis bahwa otonomi khusus Papua merupakan solusi terbaik bagi Papua maupun Jakarta. Namun kenyataannya Papua masih bergejolak bahkan tidak sedikit yang menyatakan bahwa otonomi khusus Papua telah gagal,’’ sesal mantan Ketua Delegasi Indonesia dalam Perundingan Pembahasan Lintas Batas Papua New Guinea–Indonesia di Jayapura Tahun 2001. Menurut Sarundajang,

merujuk pada hasil penelitian LIPI pada akhir 2008 lalu, ada empat masalah utama di Papua, yakni, menyangkut marjinalisasi dan diskriminasi atas masyarakat asli Papua, kegagalan pendekatan dan paradigma pembangunan, berlangsungnya kekerasan negara dan pelanggaran HAM, serta sejarah dan status politik Papua. “Menurut saya, pokok penyelesaian masalah tersebut harus mencakup proses dan juga hasil. Itu artinya pelibatan sebanyak mungkin pemangku kepentingan merupakan proses yang bukan saja sangat penting, melainkan harus dilakukan terutama untuk membangun rasa memiliki dan tanggungjawab atas hasil yang disepakati,’’ tandasnya sambil menegaskan bahwa dengan demikian maka pemerintah akan mendapat legitimasi yang kuat. Dalam pertemuan eksploratif tersebut Sarundajang memberikan apresiasi kepada masyarakat Papua yang dinilai senantiasa berupaya memberikan kontribusi positif bagi pembangunan bangsa. Bahkan bisa dikatakan bahwa orang Papua tidak datang ke republik dengan tangan kosong, tetapi dengan memberikan banyak hal. Oleh karena itu, berbagai stigma yang sering digunakan a t a s d a s a r kecurigaan seperti simpatisan atau anggota OPM, separitis, melawan pemerintah pusat dan sebagainya, sudah tidak tepat lagi digunakan dan dipertahankan. “Dengan pelaksan a a n u n d a n g - undang otonomi khusus bagi Papua secara konsekuen, semua pihak a k a n m e n y a k s i kan tampilnya patriot-patriot Indonesia asa Papua,’’ terang Gubernur d u a p e r i o d e pilihan rakyat tersebut. (war/fan)


“Aidai onu pinodapot, podapot onu inaidan” Sehan Salim Landjar

RADAR TOTABUAN

Bupati Boltim

SELASA, 30 APRIL 2013

HALAMAN 3

Timsel Anggota KPU Diminta Selektif Teliti Eks Penyelenggara Bereputasi Buruk BOLTIM - Seleksi calon anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Boltim, memasuki babak baru. Tahapan seleksi yang dilakukan Tim Seleksi (Timsel) yang diketuai Slamet Riadi Umbola berhasil menjaring 24 bakal calon anggota KPU. Mereka dinyatakan lulus berkas administrasi dan siap-siap melenggang ke babak berikutnya, tes tertulis, tes kesehatan dan tes psikologi. Namun, sebagai pertimbangan, Timsel anggota KPU Boltim diminta teliti menyeleksi para bakal calon tersebut. Baik menyangkut syarat-syarat dan tahapan wajib yang harus dijalani maupun faktor lain yang bisa mempengaruhi kinerja mereka setelah terpilih dan menjalankan tugasnya sebagai komisioner penyelenggara pemilu. Hal tersebut diungkapkan mantan Ketua KPU Bolmong Sam Sachrul Mamonto S.Sos. Menurut pria yang sukses menyelenggara tiga agenda Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) di Bolmong Raya, kabupaten Bolmong-Boltim-Bolsel ini, timsel harus bekerja

profesional dan bebas in- nanti adalah mereka yang tervensi agar produk yang berakhlak baik, amanah dihasilkan nanti benar- atau bisa dipercaya, memibenar berkualitas. Seleksi liki integritas, jujur, bersih, berkas calon harus diteliti minimal tak pernah tersecara menyeluruh. Sebab, sandung kasus pidana. ia menduga ada calon yang Hal itu, menurut dia, agar berasal dari partai politik komisioner KPU Boltim (parpol) ikut mendaftar nanti mampu menjaga citra sebagai calon anggota KPU baik institusi tersebut, tiBoltim. “Kami memiliki dak mudah terkontaminasi dokumen dan rekam jejak dengan kepentingan orang setiap calon yang telah atau kelompok tertentu. mengambil formulir, ten- “Sebenarnya yang sangat tunya yang sangat fatal dibutuhkan untuk menjadi apabila timsel meloloskan anggota KPU bukan sekacalon yang berasal dari dar kepintaran karena reguParpol,” ungkap pria yang lasi aturannya sudah ada. akrab disapa Alul, Senin Yang paling utama adalah (29/4). integritas serta kejujuran Mantan wartawan ini dan moral yang baik. Sebab ikut menyentil adanya be- tanpa itu, penyelengara bisa berapa mantan penyeleng- dengan mudah mencederai gara yang terdaftar yang di- proses demokrasi,” pinta duga bereputasi buruk saat dia. (end/ menyelenggara agenda ryo) demokrasi, baik pemilukada atau pemilu legislatif. “Begitu pula dengan sejumlah mantan penyelengara yang mendaftar harus diseleksi benar-benar, karena sejumlah mantan penyelengara yang mendaftar ini (diduga) memiliki reputasi buruk saat menjadi penyelengara,” ungkapnya. Dia berharap, anggota KPU Boltim terpilih Sam Sachrul Mamonto


RADAR TOTABUAN SELASA, 30 APRIL 2013

ART: MAULANA

HALAMAN 4

POLITEA

Empat Politisi Lompat Pagar Politikus Pindah Parpol - Raksasa Mamonto, kader PAN, terdaftar di DCS Partai Golkar Dapil III Pinolosian Bersatu - Rose Paputungan, kader PKPB, terdaftar di DCS PAN Dapil II Bolaang Uki - Syafrudin Datu kader Partai Buruh, terdaftar di DCS Gerindra Dapil II Bolaang Uki - Hasyim Pou kader PPRN terdaftar di DCS PKPI Dapil II Bolaang Uki

EMPAT politisi yang saat ini masih aktif di DPRD Bolmong Selatan (Bolsel), diketahui sudah pindah partai. Alasan para politisi ini lompat pagar, belum diketahui secara pasti. Namun 3 (tiga) dari 4 (empat) politisi ini pindah partai, itu dikarenakan tidak lolosnya partai mereka di pusat. Keempat politisi ini masing-masing Rose Paputungan dari PKPB, Syafrudin Datu Partai Buruh dan Hasyim Pou dari PPRN. Sementara politisi Partai Amanat Nasional (PAN) Raksasa Mamonto, pindah partai bukan karena tidak lolosnya PAN, melainkan karena alasan tertentu sehingga dirinya memilih pindah ke Partai Golkar. Menariknya, dari empat politisi ini, diketahui belum ada yang mengundurkan diri posisi mereka di parlemen. Padahal sesuai Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU) nomor 13 tahun 2013 (PKPU no 13/2013), bagi politisi yang pindah partai harus mengundurkan diri dari anggota dewan. Data yang berhasil dihimpun Radar Totabuan di KPU Bolsel, ada keempat politisi ini sudah masuk pada DCS, tapi bukan di partai mereka, melainkan di partai lain. “Jika empat anggota dewan ini pindah partai, maka mereka harus mengundurkan diri dari dewan, sesuai aturan yang ada,”aku Sujarwan Mokoagow, warga Pinolosian. Sementara itu, Sekretaris KPU Bolsel Djakir Bonde, saat dikonfirmasi mengaku, bahwa memang sesuai aturan politisi yang pindah partai harus mundur dari keanggotaanya di dewan. “Ya benar, jika pindah partai maka harus mundur. Namun, bagi partai yang dimerger, tidak perlu mundur seperti PPRN dan PKPI,”tutupnya. (eka/oni)

EKA/RADAR TOTABUAN

SIAP KALAH SIAP MENANG: penandatanganan kesepakatan siap menang dan kalah, olek kedua Calon Wakil Bupati Bolsel, Iskandar Kamaru dan Syamsul Bahri Badu

Warga Lingkar Tambang Warning JRBM

RADIVA88 A U TO

SHOW ROOM & RENT CAR

Jl. Daan Mogot No. 17 Tikala Manado Telp. 0431-873966, 3320000, 0811434063

No. Kendaraan 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. 29. 30. 31. 32. 33. 34. 35. 36. 37. 38. 39. 40.

Toyota Fortuner G 2.7 A/T Toyota Previa 2.5 A/T Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Inova J M/T Toyota Vios M/T Toyota Inova V A/T Toyota Vios M/T Toyota Kijang LGX Diesel Nissan X-Trail St 2.5 A/T Nissan X-Trail Xt 2.5 A/T Nissan X-Trail St 2.5 A/T Toyota Corola Nissan Terrano Spirit Honda CRV 2.0 A/T Honda City V-Tec A/T Daihatsu Terios A/T Daihatsu Terios TX Daihatsu Terios Adventure Daihatsu Terios Adventure Daihatsu Xenia 1.3 Sporty Daihatsu Xenia 1.3 Sporty Daihatsu Xenia 1.3 Sporty Daihatsu Xenia 1.0 Sporty Daihatsu Xenia 1.3 Family Daihatsu Xenia 1.3 Delux Plus Daihatsu Xenia 1.3 Delux Plus Honda Stream A/T 1.5 Daihatsu Ferosa Suzuki X Over M/T Honda All New Jazz Toyota Avanza Toyota Avanza S 1.5 Toyota Rush S Nissan Extrail 2.5 ST A/T All New CRV 2.0 A/T

Warna

Hitam Grey Built Up Hitam Grey Hitam Abu-Abu Met. Hitam Hitam Silver Hitam Hitam Merah Biru Grey Grey Grey Biru Tua Biru Tua Biru Abu-Abu Met. Putih Hitam Biru Silver Silver Merah Maroon Hijau Tua Hitam Silver Silver Hijau Silver Stone Merah Hitam Silver Silver Hitam Hitam Hitam Hitam

Tahun 2010 2002 2011 2011 2010 2010 2009 2008 2011 2004 2006 2008 2000 2005 2004 2004 1998 2002 2000 2007 2011 2009 2009 2007 2011 2011 2007 2010 2009 2009 2007 2005 1996 2010 2008 2006 2010 2010 2010 2007

Harga 375 Jt 385 Jt 150 Jt 150 Jt 145 Jt 145 Jt 140 Jt 135 Jt 185 Jt 120 Jt 160 Jt 170 Jt 90 Jt 175 Jt 165 Jt 160 Jt 70 Jt 125 Jt 135 Jt 160 Jt 210 Jt 165 Jt 170 Jt 160 Jt 145 Jt 145 Jt 120 Jt 135 Jt 130 Jt 128 Jt 110 Jt 160 Jt 75 Jt 175 Jt 175 Jt 110 Jt 155 Jt 180 Jt 310 Jt 285 Jt

KABAR GEMBIRA BAGI WARGA KOTAMOBAGU DAN SEKITARNYA

Spesialis terbesar seluruh Indonesia dan terpercaya Pusat Pengobatan Alat Vital Pria dan Wanita bersama Raja Pembesar Burung ditangani langsung oleh ahlinya Hi. Aa Asep Nurdin dan anak asli Hj. Mak Erat. Buka praktek di Kotamobagu Izin Kejaksaan Negeri Manado Nomor : B - 03/R.1.10/DSP/11/2010.

Siapa yang tak kenal dengan Hj.Mak sang Ratu kejantanan dari tanah jawa karena beliaulah yang pertama kali menemukan sistim pengobatan secara tradisional dan spiritual, tidak menggunakan bahan kimia, tidak suntik atau silikon. Banyak sekali pengobatan yang cara dan sistemnya sama tapi disinilah satu-satunya tempat yang sudah terbukti menolong ribuan pasien. Anda ragu dan kurang percaya diri? Datang dan buktikan ke tempat kami! Kami siap membantu anda yang ingin menambah ukuran alat vital. Perbesar, perpanjang, kuat dan tahan lama hasil bisa dibuktikan ditempat. Dijamin alami, aman tidak ada efek samping karena kami menggunakan ramuan tradisional yang dibantu dengan doa untuk menghasilkan pengobatan yang sempurna, permanen untuk seumur hidup.

MENYEMBUHKAN BEKAS SUNTIK SILIKON ATAU MENGHILANGKAN BAHAN KIMIA

KHUSUS PRIA

MAHAR Rp. 600.000,-

L e m a h S y a h w a t , I m p o t e n s i , M a n i E n c e r, P e r b e s a r, Perpanjang, Ejakulasi Dini, Kencing Batu, Kencing Manis Darah Tinggi + Stroke.

ALAMAT PRAKTEK:

Jln. Raya Ahmad Yani Kelurahan Biga Depan Masjid Al Munawaroh Biga Sebelah Kanan Ada papan nama depan rumah. (Pindahan dari Kampung Baru)

Minyak Ramuan Terbatas

KHUSUS WANITA

Perbesar Payudara, Gurah Vagina, Putihan/ Pektay, Ingin Punya Keturunan dan Menambah Keharmonisan Rumah Tangga agar Suami Tidak Selingkuh, Pasang Susuk.

Buka Praktek Jam 8.00 s/d 21.00 wita. Buka Tiap Hari No. HP 0812 4500 0185 Pasien jangan mudah percaya pengobatan lain karena pengobatan kami yang pertama di kotamobagu

MENGHILANGKAN BEKAS SUNTIKAN SILIKON KAMI JUGA MELAYANI SUSUK, PENGHASILAN JODOH, INGIN PUNYA KETURUNAN DAN MENAMBAH KEHARMONISAN RUMAH TANGGA RAMUAN TERBATAS... !!! BERGARANSI DAN BETUL-BETUL BERTANGGUNG JAWAB (LANGSUNG REAKSI DITEMPAT) MAMBANTU PASIEN SAMPAI TUNTAS

Belum Notariskan 14 Poin Kesepakatan Stop Aktifitas Hulu Dumagin-Tobayagan PINTENG — Aktifitas perusahaan tambang emas PT Jresources Bolaang Mongondow (JRBM) di hulu Dumagin dan Tobayagan, kembali ditolak warga lingkar tambang. Pemicunya, warga lingkar tambang kembali merasa dikibuli pihak JRBM, dimana 14 poin diajukan warga lingkar tambang, yang sudah disepakati dan akan dibuat didepan notaris oleh pihak JRBM, Pemda, dan warga lingkar tambang, sampai sekarang tidak diindahkan pihak JRBM. “JRBM mangkir dari kesepakatan, dimana 14 poin yang kami ajukan dan sudah disepakati JRBM dan Pemda untuk dinotariskan, ternyata sampai sekarang tidak dibuat. Saat pertemuan warga lingkar tambang dengan JRBM yang dihadiri wakil Pemda yakni Sekda Tahlis Galang, Kadis Pertambangan Indra Damopolii, dan Camat Pinolosian Tengah (Pinteng) Muksin Kunsi,

disepakati bahwa tidak ada aktifitas JRBM di hulu Dumagin dan Tobayagan sebelum 14 poin kesepakatan dinotariskan,’’tegas warga Tobayagan, Hamdan Mamonto, malam tadi. Kenyataannya, lanjut dia, JRBM tetap beraktifitas, sedangkan akta notaries untuk 14 poin kesepakatan tidak pernah dibuat. “Jadi, kami menolak keras segala aktifitas JRBM dalam bentuk apa pun di hulu Dumagin dan Tobayagan. Jangan paksa kami bertindak sendiri. Intinya, segera notariskan 14 kesepakatan itu,’’cecar Hamdan. Salah satu butir kesepakatan, kata Hamdan, adalah menyangkut rekrutmen tenaga kerja yang memprioritaskan warga lingkar tambang Bolsel, tersedianya air bersih, pengerukan di sungai yang mengalami pendangkalan dan lainnya. Ironisnya, jangankan realisasi terhadap beberapa kesepakatan pada 14 poin yang

Digelar Hari ini, Terbukti Terancam Pecat

an, Mohammad Anwar, tes urine ini dilakukan untuk mengetahui apakah pejabat posisitf atau tidak menggunakan narkoba. “Jadi nanti akan diketahui seseorang itu pengguna Narkobat atau tidak, jika sudah dilakukan tes urine,”jelas Anwar, kemarin. Lanjutnya, tes urine ini sebenarnya merupakan program kerja Badan Narkotika Provinsi (BNP) dan berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan. “Surat pemberitahuan ke semua pejabat sudah dilakukan, juga diumumkan saat apel bersama tadi pagi (kemarin,red),”kata Anwar. Untuk itu, Anwar mengimbau agar pejabat baik esalon II dan III bisa meluangkan waktunya untuk diambil urinenya. “Karena ini penting, se-

22 calon tenaga kerja dari Desa Tobayagan yang sudah diinterview, sama sekali tidak ada yang lolos, jelas-jelas ini pengangkangan terhadap kesepakatan. ada. Kesepakatan tentang perekrutan tenaga kerja saja, sudah dikangkangi pihak JRBM. “22 calon tenaga kerja dari Desa Tobayagan yang sudah diinterview, sama sekali tidak ada yang lolos, jelas-jelas ini pengangkangan terhadap kesepakatan. Kami tidak mau tahu dengan dalih atau alasan dari pihak manajemen JRBM, yang kami minta indahkan kesepakatan. Jika tidak, dengan tegas dank eras kami tolak JRBM, dan jangan paksa kami berpikir dan bertindak sendiri,’’tandasnya diamini rekan-rekannya warga lingkar tambang hulu Dumagin-Tobayagan. (eka/oni)

Pejabat PemdaLegislator Tes Urine

MOLIBAGU — Jika tak ada aral melintang, rencananya, Selasa (30/04) hari ini, pihak Badan Narkotika Propinsi (BNP) dan Dinas Kesehatan Bolmong Selatan (Bolsel), akan melakukan tes urine bagi seluruh pejabat yang ada baik di lembaga eksekutif maupun legislative Bolsel. Semua pejabat esalon II dan III di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bolsel, dan anggota DPRD direncanakan akan menjalani tes urine di aula kantor Bupati. Menurut Kadis Kesehat-

Abdul Razak Bunsal

bagai abdi negara bisa terbebas dari Narkoba,” tambahnya. Dikatakannya lagi, bagi pejabat apabila terbukti positif menggunakan narkoba, maka sanksinya bisa sampai dipecat. “Kalau hasil pemeriksaannya positif, maka sanksinya terancam dipecat,” ujar Anwar. Pihak DPRD sendiri melalui Ketua, Abdul Razak Bunsal, menyatakan pihaknya siap diperiksa urine. “Tidak ada yang perlu ditakutkan, kami juga sudah siap di tes urine,”tegas Bunsal. (eka/oni)


C M Y K

RADAR TOTABUAN

SELASA, 30 APRIL 2013

ART: MAULANA

DINAMIKA

KPU Pastikan Coret Caleg Ganda

KOMISI Pemilihan Umum (KPU) akan menindak tegas bakal caleg yang terdaftar di dua daerah pemilihan atau partai berbeda alias caleg ganda. Nama mereka akan dicoret dari daftar caleg dan tidak dapat ikut serta dalam pemilu. “Akan kami coret kedua-duanya,” ujar Komisioner KPU Ferry Kurnia melalui pesan pendek kepada JPNN (Grup Radar Totabuan, Senin (29/4). Menurut Ferry, saat ini KPU telah meminta klarifikasi kepada pihak partai politik terkait keberadaan caleg ganda. Hal ini untuk memastikan apakah nama-nama tersebut adalah orang yang sama. Jika memang terbukti ganda, KPU masih memberikan kesempatan pada parpol untuk melakukan perbaikan dengan mencoret bakal caleg yang terindikasi ganda. Perbaikan dapat dilakukan sebelum ditetapkannya Daftar Calon Sementara (DCS). “Kalau nanti masih ada di DCS, kita coret,” tegas Ferry. (jpnn/fan)

HALAMAN 5

Panwaslu Awasi Verifikasi Berkas Caleg

KOTAMOBAGU – Verifikasi berkas calon anggota legislatif (Caleg) yang dimasukkan 12 partai politik (Parpol) peserta Pemilu 2014, tak lepas dari pengawasan Panwaslu Kotamobagu. Senin kemarin, tiga komisioner Panwaslu KK, yakni, Agus Irianto Paputungan, Shakespiare Makalunsenge dan Ivan B.Tandaju, tampak berada di kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kotamobagu.

“Kami ikut mangawasi jalannya proses verifikasi berkas caleg ini,” ujar komisioner Panwaslu, Ivan B.Tandaju. Menurutnya, hal ini bagian dari tugas Panwaslu demi suksesnya hajatan ‘Akbar’ pemilihan umum legislatif (Pileg). “Panwaslu juga bertanggungjawab mensukseskan agenda Pemilu ini,” katanya singkat. Dari pantuan, sejumlah staf di KPU Kotamobagu begitu sibuk memverifikasi

berkas-berkas para caleg. Sesuai jadwal, hasil verifikasi ini akan disampaikan pada 7-8 Mei 2013. “KPU akan memberikan waktu perbaikan kepada parpol. Setelah itu, hasil perbaikan masih akan diverifikasi lagi, untuk melihat apakah persyaratan yang dimasukkan benar-benar sudah lengkap. Waktu perbaikan kelengkapan administrasi itu mulai 9 sampai 22 Mei 2013, sebelum penetapan daftar calon sementara (DCS),” terang komisioner

KPU KK Meyti Mokoginta. Seperti diketahui, sebanyak 275 caleg yang berasal dari 12 Parpol peserta Pemilu akan memperebutkan 25 kursi di Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kotamobagu. Di Kota Kotamobagu terdapat tiga daerah pemilihan (Dapil). Dapil satu meliputi Kecamatan Kotamobagu Utara dan Timur, Dapil dua Kecamatan Kotamobagu Selatan dan Dapil tiga Kecamatan Kotamobagu Barat. Tidak semua parpol

Ivan Tandaju

mengusung 100 persen calegnya di tiap-tiap Dapil. (fan)

DJELAS Lantik Tim Pemenangan Desa Bungko

Pasangan calon Djelantik-Mokodompit dan Rustam Simbala saat foto bersama ratusan Tim Pemenangan DJELAS di Desa Bungko.

Ratusan Warga Padati Lokasi Pelantikan KOTAMOBAGU – Yel-yel “Djelas Lanjutkan” menggema di Desa Bungko Kecamatan Kotamobagu Selatan, Minggu (28/04/2013). Saat pa-

sangan calon Djelantik Mokodompit dan Rustam Simbala (Djelas) memasuki lokasi pelantikan tim pemenangan, ratusan orang berebutan ingin berjabatan

tangan dengan dua figur yang diusung Partai Golkar dan PDIP di Pilwako KK ini. Sejumlah tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh adat, tokoh pemuda

Biaya Politik Percaleg Capai Rp100 Juta Jusran : Realistisnya Rp50-60 Juta

KOTAMOBAGU – Sejumlah kalangan menilai, biaya politik dengan sistem pemilu terbuka akan mengakibatkan pemilu mahal. Pasalnya, para caleg bakal mengeluarkan dana sebesar-besarnya agar mendapat suara terbanyak. Apalagi tidak ada batasan dana kampanye dalam UndangUndang Pemilu yang baru. Menurut Ketua Komisi 1 Dekot Kotamobagu, Jusran D.Mokolanot, biaya politik setiap calegnya bisa sampai Rp100 juta. “Itu kalau ada money politik (politik uang). Tapi cara itu tidak bagus karena memberikan pendidikan politik yang salah kepada masyarakat,” ujar Ketua DPC PKB Kotamobagu ini kemarin di ruang kerjanya. Realistisnya, kata Jusran, percaleg itu Rp50-60 juta. Dia mencotohkan pada Pemilu 2009 lalu, dimana saat dirinya menjadi caleg mengeluarkan biaya sebesar itu. “Biaya sebesar itu hanya fokus di kampung kita masing-masing. Seperti untuk

Jusran Mokolanot

biaya operasional, ada kegiatan kampanye tertutup dan terbuka,” beber Jusran. Tapi kata Jusran, kalau kegiatan seperti itu dilakukan di semua desa/kelurahan yang ada di daerah pemilihan (Dapil) Kecataman Kotamobagu Selatan khususnya, bisa sampai Rp80-87 juta. “Misalnya ditiap-tiap desa/kelurahan ada 3 titik kegiatan. Sementara jumlah keseluruhan ada 9 desa/ kelurahan di kecamatan Kotamobagu Selatan. Satu titik kegiatan biayanya Rp1 juta. Kalau tiga acara kali 9 desa/kelurahan sama dengan Rp27 Juta. Ditambah dengan Rp60 juta tadi totalnya bisa sampai Rp87 juta,” jelas Jusran. (fan)

dan tokoh perempuan tampak hadir. Antusias warga begitu terlihat. Hal ini membuktikan kecintaan warga Bungko terhadap Djelantik Mokodompit dan Rustam Simbala. “Torang so rindu skali pa Papa Rasky dengan Papa Nini datang bersama di Desa Bungko,” teriak ibu-ibu yang antri berjabat tangan dengan pasangan Djelas. Seperti acara pelantikan tim pemenangan di desa/kelurahan lainnya, ratusan bahkan ribuan pendukung Djelas ikut memadati kegiatan pelantikan. Kali ini, giliran tim pemenangan Desa Bungko dilantik langsung pasangan Djelas. Sebanyak 700 orang hadir di acara pelantikan yang digelar pukul 15.00 wita itu. Dari seribu lebih pemilih di Desa Bungko, tim pemenangan yang dilantik sebanyak 250 orang. “Sudah lama kami menantikan acara pelantikan tim relawan di Desa Bungko ini. Dan perlu saya sampaikan, bahwa kegiatan ini merupakan inisiatif masyarakat Desa Bungko sendiri. Hal ini dibuktikan dengan begitu antusiasnya warga yang hadir dalam acara ini,” ujar Ketua Panitia Rahman Linu atau biasa disapa Papa Jaya. Ketua tim relawan Desa Bungko, Sawal Dandi, mengungkapkan rasa terima kasihnya kepada pasangan Djelas yang datang langsung melantik tim relawan. “Kami akan All Out memenangkan Papa Rasky (sapaan lain Djelantik) dan Papa Nini (sapaan lain Rus-

tam), di Desa Bungko. Kami akan terus berjuang bersamasama agar pasangan Djelas menang di Pilwako KK ini,” tegas Tete Dicky sembari menambahkan, yang hadir saat ini adalah murni warga Bungko. Sementara itu, Adnan Djuma’at salah satu tokoh pemuda Desa Bungko mengatakan siap memenangkan pasangan Djelas di Pilwako ini. “Pak Djelantik sudah banyak berbuat di Kotamobagu ini sudah banyak buktinya. Lihat saja berbagai pembangunan yang ada saat ini. Mulai dari pembangunan infrastruktur jalan, sekolah, kesehatan, perkantoran dan lain sebagainya. Ini bukti bahwa Pak Djelantik sudah berbuat dan ini adalah karya nyata bukan pencitraan,” ungkapnya. Calon Wali Kota Kotamobagu Djelantik Mokodompit pada sambutannya mengucapkan terima kasihnya atas antusias warga Desa Bungko. Tak lupa dalam kesempatan itu, Papa Rasky, menghimbau kepada pendukung Djelas dan seluruh warga Bungko untuk sama-sama menjaga keamanan dan ketertiban selama tahapan Pilwako ini berlangsung. “Jangan mudah terpancing dengan berbagai isu yang akan memecah persaudaraan kita. Yang penting, kita harus bersatu memenangkan pasangan Djelas di Pilwako ini,” imbau Antik -sapaan akrab Djelantik yang diikuti aplous dari simpatisan yang hadir. (fan/**)


OLAHRAGA

RADAR TOTABUAN

SELASA, 30 APRIL 2013

ART: JC_DONDO

Teror Klopp

SEPAKBOLA dunia Jadwal Siaran Langsung Televisi (1-2 Mei 2013) SCTV Liga Champions Eropa (semifinal leg 2) Real Madrid v Borussia D. (Rabu 02.45 Wita) Barcelona v B. Muenchen (Kamis 02.45 Wita) Indonesia Super League (ISL) Jadwal Kamis (2/5) Persela v Persib Persiram v Sriwijaya FC Persidafon v Pelita BR Persipura v Arema Persiwa v Gresik United La Liga Spanyol (hasil pekan ke-33) Senin (29/4) Real Valladolid 1-1 Sevilla Real Sociedad 4-2 Valencia Minggu (28/4) RCD Espanyol 0-1 Granada Málaga 2-1 Getafe No. Klub 1. Barcelona 2. Real Madrid 3. Atl. Madrid 4. R. Sociedad 5. Malaga 6. Valencia 7. Real Betis 8. R. Vallecano 9. Getafe 10. Sevilla 11. Espanyol 12. Valladolid 13. Levante 14. Ath. Bilbao

Klasemen Sementara M M S K SG 33 27 4 2 (101-35) 33 23 5 5 (85-31) 33 21 5 7 (58-27) 33 16 10 7 (61-41) 33 15 8 10 (47-38) 33 15 8 10 (54-50) 32 14 6 12 (48-49) 33 14 4 15 (43-54) 33 12 8 13 (40-50) 33 12 7 14 (49-47) 33 11 10 12 (42-43) 33 10 10 13 (42-46) 33 11 7 15 (35-52) 33 10 7 16 (37-59)

GEL A N DANG Borussia Dortmund, Ilkay Gundogan mencoba memperingatkan rekan-rekannya untuk mewaspadai kebangkitan Real Madrid. Gelandang Timnas Jerman ini juga t a k memb a n tah jika Cristiano Ronaldo punya ke-

o n a i t s i cr

Minggu (28/4) Reading 0-0 Queens Park Rangers Chelsea 2-0 Swansea City Arsenal 1-1 Manchester United Poin 85 71 65 64 62 59 54 48 42 42 40 40 39

o d l a ron

Serie A Italia (hasil pekan ke-34) Senin (29/4) AC Milan 4-2 Catania Minggu (28/4) Sampdoria 0-3 AC Fiorentina Chievo 0-1 Genoa Palermo 1-0 Inter Milan Torino 0-2 Juventus AC Parma 0-0 SS Lazio AS Roma 4-0 Siena Klasemen Sementara M M S K SG 34 25 5 4 (66-20) 34 20 9 5 (64-32) 34 18 8 8 (60-38) 34 18 7 9 (65-42) 34 16 7 11 (68-54) 34 14 12 8 (46-39) 34 16 5 13 (51-46) 34 15 7 12 (40-40) 34 13 9 12 (43-43) 34 11 9 14 (41-53) 34 10 10 14 (44-43) 34 10 10 14 (39-43) 34 11 8 15 (36-49)

Top Skorer 23 gol: Edinson Cavani-5 pen (Napoli) 18 gol: Antonio Di Natale-4 pen (Udinese) 16 gol: Stephan El Shaarawy (AC Milan) 15 gol: Germán Denis-5 pen (Atalanta), Giampaolo Pazzini-3 pen (AC Milan).-

Poin 80 69 62 61 55 54 53 52 48 42 40 40 39

berusia 45 tahun tersebut mengaku sudah mendengar tentang berita itu. Namun, dia menegaskan bahwa berita tersebut sangatlah tidak benar. Sebab, dirinya merasa tak pernah berkata apapun mengenai nasib Mourinho. “Saya mendengarnya sebelum laga. Saya dangat marah dan sedih karena itu tidaklah benar. Itu adalah berita yang dibuat-buat,” tambah pelatih berkaca mata tersebut. Nah, seakan ingin menjernihkan suasana, Klopp mengatakan bahwa

mampuan menjadi malapetaka bagi Dortmund. Dortmund memiliki keuntungan dengan hasil di leg 1 semi final Champions League, pekan lalu. Dortmund secara meyakinkan mampu mengalahkan Madrid dengan skor telak 4-1. Hasil itu membuat tekanan kini berada di kubu Los Blancos yang giliran akan menjamu Dortmund di Santiago Bernabeu, Rabu (1/5) dinihari. Namun, Gundogan mencoba memperingatkan rekan-rekannya. Terutama dengan ancaman yang akan coba ditebarkan CR7 -julukan Ronaldo. “Saya tidak meragukan itu bahwa Ronaldo telah menyadari akan

Sayembara Balo

Top Skorer 25 gol: Robin van Persie-3 pen (Man. United) 23 gol: Luis Suárez (Liverpool) 19 gol: Gareth Bale (Tottenham) 18 gol: Miguel Pérez Cuesta ‘Michu’ (Swansea) 15 gol: Christian Benteke Liolo-3 pen (Aston Villa)

No. Klub 1. Juventus 2. SSC Napoli 3. AC Milan 4. Fiorentina 5. AS Roma 6. Udinese 7. Inter Milan 8. SS Lazio 9. Catania 10. Cagliari 11. Bologna 12. AC Parma 13. Atalanta

Mourinho akhir musim nanti. Namun, Klopp buru-buru langsung membantah klaim tersebut. Dia merasa tak pernah mengeluarkan statement yang menyatakan bahwa Mourinho ingin kembali ke London. “Yang ditulis Bild adalah berita sampah. Saya tidak pernah berkata kepada siapapun mengenai Mourinho yang ingin kembali ke Chelsea ataupun klub lain. Saya bukanlah pribadi yang senang melakukan hal tersebut,” terang Klopp seperti dilansir Goal. Pria yang kini

jose MOURINHO Mourinho merupakan sosok pelatih yang sangat dikaguminya. “Mourinho adalah seorang teman yang sangat baik. Saya tidak akan menggangu kehidupannya dengan berbuat hal-hal yang konyol,” tegas

jurgen KLOPP Klopp. Entah mana yang benar, namun pertemun kedua tim dipastikan bakal berlangsung sangat panas. Sebab, Mourinho sangat berambisi membalas kekalahan telak tersebut. (jpnn/ ryo)

Awas Petaka

Poin 85 74 68 58 53 53 48 46 44 43 43 40 40 37

Top Skorer 44 gol: Lionel Messi-4 pen (Barcelona) 31 gol: Cristiano Ronaldo-6 pen (Real Madrid) 26 gol: Radamel Falcao-8 pen (Atl. Madrid) 19 gol: Álvaro Negredo Sánchez-3 pen (Sevilla) 18 gol: Roberto Soldado-4 pen (Valencia). Liga Premier Inggris (hasil pekan ke-35)

Klasemen Sementara No. Klub M M S K SG 1. Man. United 35 27 4 4 (79-36) 2. Man. City 34 21 8 5 (61-31) 3. Chelsea 34 19 8 7 (68-35) 4. Arsenal 35 18 10 7 (66-36) 5. Tottenham 34 18 8 8 (60-43) 6. Everton 35 15 14 6 (52-38) 7. Liverpool 35 14 12 9 (67-42) 8. West Brom 34 14 6 14 (46-44) 9. Swansea City 34 10 12 12 (43-44) 10. West Ham Utd 35 11 9 15 (41-49) 11. Fulham 35 10 10 15 (44-53) 12. Stoke City 35 9 13 13 (31-41) 13. Southampton 35 9 12 14 (47-57)

DUEL second leg semi final Liga Champions antara Real Madrid kontra Borussia Dortmund, Rabu (1/5) dinihari, bakal sangat panas. Bukan hanya karena Madrid harus membayar kekalahan 1-4 di pertemuan pertama, namun juga menyangkut rivalitas Jose Mourinho dan pelatih Dormund Jurgen Klopp. Itu terjadi setelah Klopp dianggap membocorkan rencana kepindahan Mourinho ke Chelsea musim mendatang. Kepada majalah Bild, Klopp mengatakan tentang rencana kepindahan

HALAMAN 6

SI bengal Mario Balotelli membuat “sayembara” yang bisa mungkin memotivasi Real Madrid jelang leg kedua semi final Liga Champions, Rabu (1/5) dinihari nanti. Jika lolos ke

FC. Real Madrid

final, maka seluruh pemain Los Blancos akan diizinkan tidur dengan pacar Balotelli. Madrid saat ini tengah dalam kondisi terjepit dalam langkah menuju final Liga Champions karena harus membalikkan defisit 1-4 pasca kekalahan dari Borussia Dortmund di leg pertama pekan lalu. Mereka butuh menang minimal tiga gol dan tak kebobolan untuk menyingkirkan jagoan Jerman itu. Di sini ujian mental untuk para pemain Madrid dan juga Jose Mourinho. Boleh jadi pemain Madrid akan

fanny NEGUESHA kian terpacu untuk bisa lolos ke final setelah Balotelli menawarkan pacarnya, Fanny Neguesha, untuk tidur dengan seluruh pemain jika mereka bisa melakukannya. Meski tentu ini hanya sebuah lelucon. “Jika Real Madrid mampu mengalahkan Borussia Dortmund dan lolos ke final Liga Champions, lalu aku akan mengizinkan pacarku tidur dengan seluruh pemain,” demikian ucap Balotelli yang dikutip Marca. (dtc/ ryo)

sangat sulit melawan kami,” kata Gundogan kepada Socc e r way. “Tapi dia punya pengalaman dalam tiga pertemuan sebelumnya di musim ini. Yang jelas, kami punya posisi bagus di leg 1 meskipun Real Madrid juga sering menang ilkay GUNDOGAN 3-0 di kandang,” lanjut Gundogan. Madrid memang kan Barcelona dan Bayern harus menang 3-0 untuk Munich. Pada pertemuan dapat melaju ke final. Se- pertama, Barcelona juga dangkan satu tiket final menelan kekalahan 0-4 dari lainnya akan diperebut- FC Hollywood. (vnc/ryo)


RADAR TOTABUAN SELASA, 30 APRIL 2013

ART: GUFRAN

RESES

Warga Serukan Pilkada Damai PILKADA damai yang diserukan Komisi Pemilihan Umum (KPU), jelang pemilihan Walikota (Pilwako), rupanya mendapat apresiasi dan dukungan dari masyarakat. Dihadapan anggota legislatife (aleg) yang turun reses baru-baru ini, bahkan mereka mendorong agar seruan Pilkada Suharsono Marsidi damai terus dimasyarakatkan. Hal ini, mereka sampaikan terkait dengan terus meningkatnya aktifitas simpatisan dan pendukung pasangan calon di Posko-Posko pemenangan. “Kami minta supaya Pilkada damai terus disosialisasikan, baik oleh KPU, Panwaslu, maupun oleh Pemerintah agar Pilkada damai benar-benar terwujud,”kata Hensi Korompot, warga Kotamobagu, baru-baru ini. Bahkan, Imam Masjid Alhidayah Mongkonai ini mendorong aparat penegak hukum untuk meningkatkan patroli mengawasi aktifitas warga di posko-posko pemenangan. Senada disampaikan anggota Komisi III, Ir Suharsono Marsidi. Politisi yang dikenal dekat dengan masyarakat ini, bahkan meminta pasangan calon yang maju di Pilwako KK untuk menjadi motivator Pilkada damai sesuai dengan harapan masyarakat. “Masyarakat menginginkan para pasangan calon untuk proaktif mensosialisasikan Pilkada damai kepada simpatisan dan pendukungnya, sehingga Pilkada damai yang menjadi harapan masyarakat benar-benar dapat terwujud,”kata Papa Intan, sambil mengajak masyarakat, pendukung dan simpatisan pasangan calon untuk menciptakan suasana yang aman dan kondusif. (tro/oni)

Kumosing Ba Mobata’ Molunat

Dua Putaran Kampanye PUTARAN pertama Pilgub sudah berakhir, namun belum ada pasangan calon yang meraih suara di atas 50%, sehingga sudah dipastikan akan terjadi Pilgub putaran kedua. Mr. Paijo,SH,MPH tidak menyangka ternyata dirinya tidak lolos masuk putaran berikutnya. Padahal kalau dia mau mendengarkan saran istrinya, agar tidak ikut tampil dalam bursa pilkada, tentunya tidak akan mengalami kekecewaan seperti sekarang. Dengan wajah masih lesu, dia kembali menyaksikan siaran ulang penghitungan suara Quick Count yang ditayangkan salah satu stasiun televisi swasta. Dengan ditemani cucu tersayangnya, dia terus mengamati pergerakan angka perolehan suara. “Opah, kwik kon itu apa?” tanya cucunya. “QUICK COUNT, artinya hitungan cepat” jawab sang Opah menjelaskan. “Kalau putaran kedua, apa?” Belum sempat menjawab pertanyaan cucunya, tiba-tiba istrinya langsung memotong dengan ucapan sindiran. “Opah kamu,tuh! Gagal masuk putaran kedua!!” Rupanya sang cucu menyadari kalau atmosfir keluarganya sedang kurang kondusif. Dengan polosnya dia mendekati sang Opah dan berusaha menghiburnya. “Opah jangan sedih,Ya. Kalau gagal masuk putaran kedua, nanti ikut putaran ketiga aja, siapa tahu bisa menang. Kan yang lain sudah pada capek!! (*)

HALAMAN 7

Hari Ini Dekot Bahas Moyag Rabu Rapat Bersama Muspida

KOTAMOBAGU - Selasa, (30/4) hari ini, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Kotamobagu (DPRD), akan menggelar rapat internal, terkait penyelesaian konflik yang terjadi di Desa Moyag, Kcamatan Kotamobagu

Timur. Seperti tertera dalam undangan yang sudah dibagikan kepada masingmasing anggota dewan kemarin. Sekretaris Dewan (Sekwan), Drs Irianto Mokoginta, ketika dikonfirmasi membenarkan adanya rapat tersebut. ”Ya,besok ada rapat internal dewan,rapat itu dilakukan sebagai langkah awal dewan dalam menindaklanjuti persoalan yang

terjadi di desa Moyag,”jelas Mokoginta. Ditambahkannya, setelah rapat internal nanti, wakil rakyat KK, akan mengundang unsur muspida, untuk membahas bersama persoalan Moyag tersebut. “Setelah rapat internal, Dewan akan mengundang, Kejaksaan, pengadilan, TNI-Polri,Pemerintah Kota (Pemkot), untuk duduk bersama membahas masalah Moyag. Dan rencananya,

IRGI/RADAR TOTABUAN

Suprijantha Tantang Kebijakan Kemendiknas

KOTAMOBAGU - Kebijakan Kementerian Pendidikan Nasional (Kemendiknas), terhadap hasil Ujian Nasional (UN) yang menjadi parameter kelulusan siswa, menuai reaksi Ketua Komisi III Dekot Kotamobagu, Hi Agus Suprijhanta SE. Menurutnya, untuk menentukan keberhasilan siswa, tidak hanya dinilai dengan hasil UN, tetapi harus diseimbangkan dengan

Irianto Mokoginta

Pemotretan e-KTP Kembali Digelar

PLESIR LAGI: Aktifitas di Gedung DPRD Bolmong terlihat sepi. menurut informasi 30 Legislator Bolmong malakukan kunjungan luar daerah.

Terkait Penentuan Kelulusan Siswa

itu akan dilakukan pada Rabu (1/5) Besok,”kata Papa Kurnia, Sapaan Akrabnya. Sementara itu, sejumlah aleg yang ditemui terpisah berharap agar persoalan yang terjadi di Moyag segera dapat diselesaikan. “Kami berharap supaya persoalan yang terjadi di Moyag dapat secepatnya diselesaikan dengan baik,’’kata anggota Dekot Kotamobagu, Kadir Rumoroy. (mg4/tro/oni)

berbagai aspek termasuk kehadiran siswa. “Cara penilaian hasil UN perlu dipertegas kembali, dengan menyeimbangkan kehadiran para siswa dengan hasil UN yang diperoleh. Parameter kelulusan tidak harus diukur dengan hasil UN. Untuk menentukan siswa tersebut lulus atau tidak, harus diseimbangkan juga dengan kehadiran dan kerajinan siswa. Sebab jika itu tidak dilakukan, maka seakan tidak ada pembeda antara siswa yang rajin dan yang jarang datang ke sekolah,”jelas Suprijantha SE, kemarin. Ditambahkannya, jika hasil UN ditetapkan sebagai harga mati dalam

menentukan keberhasilan siswa, maka hal itu bisa dikatakan tidak rasional. ”Kesalahan besar, jika UN dijadikan sebagai harga mati dalam menentukan siswa tersebut lulus atau tidak,”tambah Papa Gi, begitu ia akrab disebut. Bahkan, politisi yang juga sukses sebagai pengusaha ini, mengaku dirinya siap melakukan pressure terhadap adanya kebijakan Kemendiknas itu. “Saya siap, menggerakan massa, sebagai sikap penolakan terhadap kebijakan itu, ini semua demi kebaikan anak anak kita yang ada diKotamobagu,”tegasnya. (mg4/tro/oni)

KOTAMOBAGU - Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Dukcapil) Kota Kotamobagu kembali melakukan pemotretan elektronik Kartu Tanda Penduduk (e-KTP), untuk menjaring warga yang belum melakukan pemotretan. Seperti yang kini mulai dilakukan pihak Dukcapil di Kecamatan Kotamobagu Barat. Upaya ini diapresiasi sejumlah anggota legislative (aleg). Mereka mensuport warga yang belum melakukan pemotretan dan pendataan untuk memanfaatkan kesempatan yang diberikan dengan baik. “Ini kesempatan, bagi siapa saja yang belum terdata untuk melakukan pemotretan e-KTP,”kata anggota Komisi I DPRD Kota Kotamobagu, Hi Nurdin Makalalag SE.ME, kemarin.

Nurdin Makalalag

Pihaknya juga mendorong Pemerintah desa dan kelurahan untuk proaktif. “Kami meminta Sangadi dan Lurah untuk proaktif, ajak masyarakat masing-masing yang belum terdata untuk melakukan pemotretan,”tambah Papa Eva yang belakangan ini, namanya terus menuai dukungan dan legitimasi masyarakat di Pilwako Kotamobagu. (tro/oni)


ART: MAULANA

R A DA R TOTA B UA N

Pahis Monimu

dari pembaca for torang samua

SELASA, 30 APRIL 2013

TAJUK

HALAMAN 8

Ki TANGGAGAR

Hentikan Ancaman Kebebasan Pers

Masyarakat Sudah Tidak Sabar Menunggu, P-BMR Terwujud. Provinsi Bolmong Raya Minta Secepatnya Dideklarasikan.

UPAYA untuk merusak semangat reformasi melalui upaya meniadakan kebebasan pers ternyata tidak pernah berhenti. Komisi Pemilihan Umum (KPU) beberapa waktu lalu menerbitkan Peraturan KPU Nomor 1 Tahun 2013 tentang Pedoman Pelaksanaan Kampanye Pemilu Anggota DPR, DPD, dan DPRD. Peraturan tersebut kontroversial karena berisi ancaman pemberedelan media yang tidak patuh terhadap rambu-rambu iklan kampanye pemilu yang tercantum pada pasal 40 hingga 45. Aturan tersebut mengakibatkan media terancam sanksi berupa teguran tertulis dan penghentian sementara mata acara yang bermasalah. Sanksi lain berupa pengurangan durasi dan waktu pemberitaan, penyiaran, dan iklan kampanye pemilu serta denda dan pembekuan kegiatan pemberitaan, penyiaran, dan iklan kampanye pemilu untuk waktu tertentu. Hukuman terberat adalah pencabutan izin penyelenggaraan penyiaran atau pencabutan izin terbit media massa cetak. Ketua Dewan Pers Bagir Manan menilai, KPU mengintervensi media cetak dan penyiaran. Padahal, lembaga pers dan penyiaran sudah memiliki aturan sendiri yang ditegakkan oleh Dewan Pers dan Komisi Penyiaran Indonesia. Karena itu, KPU harus mencabut peraturan tersebut dan tidak perlu membuat aturan baru. Sebab, media massa sudah memiliki aturan. Peraturan KPU tersebut hanya satu di antara delapan peraturan lain yang juga mengancam kebebasan pers. Aliansi Jurnalis Indonesia (AJI) mencatat, delapan peraturan lain tersebut adalah UU Intelijen Nomor 17/2011, RUU Rahasia Negara, RUU Tindak Pidana Teknologi Informasi, UU Informasi dan Transaksi Elektronik (ITE) Nomor 11/2008, RUU Konvergensi Telematika, Revisi UU Penyiaran Nomor 32/2002, dan Revisi Kitab Undang Hukum Pidana (KUHP). Ancaman represif lain juga ditunjukkan RUU Rahasia Negara yang secara substantif bertentangan dengan UU No 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik. Dalam RUU tersebut, negara memiliki kuasa untuk menentukan materi-materi yang dikelom¬pokkan sebagai rahasia dan bukan rahasia. Artinya, kita memberikan cek kosong kepada pemerintah untuk kembali mengendalikan arus informasi. Aturan lain adalah RUU Tindak Pidana Teknologi Informasi dan UU Informasi dan Transaksi Elektronika. Dalam aturanaturan ini, negara juga memiliki kuasa atas informasi yang dibutuhkan masyarakat. Ancaman pidananya cukup besar, yakni tindak pencemaran nama baik dapat dituntut dengan hukuman maksimal 6 tahun penjara. Revisi UU Penyiaran juga berpeluang mengikis kewenangan KPI dan KPID sebagai regulator penyiaran. Sebab, dalam salah satu pasal nya, negara berhak menghentikan siaran. Perundangan lain adalah RUU Konvergensi Telematika; UU tentang Pemilihan DPR, DPD, dan DPRD; UU Keterbukaan Informasi Publik; serta revisi KUHP. Empat aturan tersebut penuh dengan pasal karet yang dapat mengancam kebebasan pers. Tidak cukup mengancam eksistensi media, negara melalui RUU Konvergensi Telematika juga berupaya menghidupkan lagi Departemen Penerangan di era Orde Baru. Sebab, semua industri aplikasi telematika harus mendapat izin dari menteri komunikasi dan informatika. (***)

ksi

Reda o k g n o N

PEMBACA budiman, redaksi membuka ruang bagi seluruh masyarakat Bolaang Mongondow Raya, untuk menyampaikan saran atau keluhan pemerintah dan jajarannya tentang problem yang butuh penangganan cepat. saran atau keluhan dalam bentuk tulisan/foto diantar ke kantor Radar Totabuan, atau mellaui Facebook Radar Totabuan Pahis Monimu. Aspirasi ataupun tentang problem disekitar anda untuk rubruk SMS Pembaca juga dapat dikirim melalui HP. 082271592555

SUARA PEMBACA

Ijin Penggunaan Badan Jalan Ditinjau Ass. Bapak Kasat Lantas dan Kadis Perhubungan Kotamobagu, apakah tiap memberikan ijin pesta kawin harus pakai semua badan jalan ! Seperti di Kelurahan Upai tiap ada pesta seluruh jalan dipakai, kan kasian masyarakat pengguna jalan harus ikut jalur Pontodon yang lumayan jauh, kami masyarakat memohon agar kiranya dapat menyarankan kepada yang punya hajat agar menyediakan jalan bagi pengguna jalan.. 0852563………

IRGY/RADAR TOTABUAN

TERTIB PARKIR: Cara mengatur parkiran kendaraan di jalan Ahmad Yani kiranya diperbaiki lagi. pasalnya, tak beraturanya cara parkir kendaran diarea itu, mengakibatkan kemacetan.

CATATAN

UN Membangun atau Merusak Karakter?

U

JIAN Nasional (UN) yang ba¬nyak disoroti tahun ini lebih kepada persoalan terlambatnya kedatangan soal sehingga diundurnya beberapa sekolah dalam melaksanaan ujian tahunan tersebut. Berita yang meng¬hebohkan itu seakan menutupi terja¬dinya praktik kecurangan yang biasa terjadi pada tahun-tahun sebelumnya. Mungkin sebagian orang me¬nyang¬ka praktik kecurangan itu di tahun ini sudah dapat dihilangkan karena paket soal yang berbeda setiap siswa pada lokal yang sama. Namun kenyataannya, silakan tanya anak, kemanakan atau anak-anak dari keluarga dekat kita yang menjadi peserta ujian nasional di tahun ini. Tidak jarang di antara mereka, dengan lugunya, menjawab mereka mendapat kunci jawaban sehingga dengan mudah menyelesaikan soal yang diberikan. Beragam modus yang dilakukan, mulai dari jual-beli kunci jawaban yang tak jelas sumbernya, atau memang diperoleh dari orang yang sangat mereka percayai sendiri. Ada yang mencontek catatan kunci jawaban dalam kelas, ada pula yang silih ber¬ganti ke toilet siswa untuk men¬co¬cokkan kunci jawaban sesuai dengan paket soal yang diperoleh. Parahnya, ada pula “oknum guru” yang merevisi kunci jawaban siswanya sehingga siswa bersangkutan tetap yakin bahwa nilai yang ia peroleh semata-mata hasil jerih payahnya. Modus di atas sudah sering ter¬dengar dari tahun ke tahun. Tam¬paknya, di tahun ini, praktik kecu¬rangan itu masih berlangsung di be¬berapa

PEMBINA PRESIDEN KOMISARIS KOMISARIS PRESIDEN DIREKTUR

sekolah berdasarkan informasi beberapa siswa yang menjadi peserta UN. Anehnya, para penentu kebijakan di negeri ini hanya diam bergeming: tidak tahu, pura-pura tidak tahu, atau memang tidak mau tahu? Ironisnya, tiga tahun terakhir pemerintah telah mengkampanyekan pentingnya pengembangan pendidikan karakter di sekolah. Sejumlah kegiatan sosialisasi/pelatihan/training/ workshop pendidikan karakter pun sudah dan tampaknya terus akan digelar. Munculnya program pendidikan karakter tidak terlepas dari kesadaran pemerintah, tokoh dan praktisi pendi¬dikan terhadap kasus penyimpangan moral yang kerap terjadi baik di kala¬ngan pelajar, maupun orang-orang yang dipandang terdidik. Karena itu, pendidikan karakter dirumuskan dan dikembangkan dengan melakukan internalisasi nilai-nilai karakter di sekolah, termasuk nilai kejujuran. Sayang, kebijakan UN yang menjadi salah satu syarat kelulusan siswa sering kali bertolak belakang dengan sema¬ngat pendidikan karakter. Meskipun UN tidak lagi satu-satunya penentu kelulusan, tetapi sadar atau tidak, siswa dan sekolah tetap menganggapnya sebagai program yang menakutkan sehingga memotivasi pihak-pihak tertentu melakukan praktik ke¬cu-rangan. Kondisi itu semakin diperparah dengan upaya pemerintah menjaga kerahasiaan UN. Naskah soal UN dikawal dan diamankan secara ketat dan pihak keamanan pun masuk dalam lingkungan sekolah. Seakan-akan naskah soal UN

: Dahlan Iskan : Suhendro Boroma : Imawan Mashuri Urief Hassan : M. Tauhid Arief

seperti bom teroris yang siap kapan saja meledak. Kita memang tidak menyalahkan keterlibatan pihak keamanan dalam suksesi UN ini. Sebab, dengan kea¬manan super ketat itu, masih saja ada oknum yang berupaya untuk mem¬bocorkannya. Yang pasti, kepercayaan dan kejujuran di negeri ini memang sangat mahal harganya. Anehnya, sudah tahu praktik kecu¬rangan itu kerap terjadi, kenapa peme¬rintah seolah menutup mata dan telinga? Lalu pemerintah pun mengim¬bau, “jangan terkecoh bocoran UN yang beredar”, bagaimana kalau peredaran itu dikondisikan oleh oknum guru? Kemudian, pemerintah juga ber¬kata, jika masyarakat mengetahui ada praktik kecurangan seperti itu, silakan laporkan. Persoalannya, siapa yang mau melaporkan? Jika dilaporkan, apakah pelaku mau menjadi saksi? Bagaimana pula mengumpulkan alat buktinya? Jika memang praktik kecurangan itu benar-benar terjadi, apalagi dior¬ganisir secara sengaja oleh oknum guru, sebusuk itukah hati mereka menenamkan benih-benih ketidak¬jujuran bagi peserta didik? Tanpa harus membela perilaku menyimpang itu, yang jelas perbuatan itu pasti berten¬tangan dengan hati nurani mereka. Mereka berani mengorbankan harga dirinya di hadapan murid-muridnya sendiri, pasti terasa me¬nyakitkan.Pernahkah pemerintah selaku pengambil kebijakan merasakan penderitaan mereka? Sadarkah pula pemerintah pusat tekanan-tekanan yang

Oleh:

Muhammad Kosim Penggiat Pendidikan Karakter Sumbar

kerap terjadi di sekolah. Kepala sekolah merasa terte¬kan jika siswanya banyak tidak lulus, bisa jadi tekanan itu datang dari atasan dengan target yang harus dicapai, atau dari masyarakat sendiri.Masih ingat¬kah kasus tahun lalu, siswa SD berna¬ma Alief, di Surabaya yang menolak praktik kecurangan, justru dimusuhi bahkan “diusir” oleh masyarakat se¬tempat dari tempat tinggalnya. Lain lagi dengan reward yang diberikan oleh pemerintah kepada sekolah yang meraih nilai UN tertinggi, memotivasi sebagian di antara mereka untuk mencapai nilai sempurna, mes¬kipun dengan menghalalkan banyak cara. Bupati/wali kota dengan bangga menargetkan kelulusan 100% di dae¬rah¬nya, namun ia tak sadar tekanan yang amat berat bagi kepala sekolah-kepala sekolah. Tekanan-tekanan itu tentu dirasakan pula oleh guru se¬hingga isu kecurangan dalam UN sering terdengar memang diorganisir oleh oknum guru-guru tertentu, me¬lalui sms, kerpean, dan sebagainya. Karena itu, praktik UN yang de¬mikian telah berlawanan dengan usaha pendidikan karakter. UN yang di¬barengi dengan praktik kecurangan telah meruntuhkan struktur nilai-nilai

karakter yang telah dibangun ber-tahun-tahun sebelumnya. Lalu apa yang harus dilakukan? Hemat penulis, penyelenggaraan UN mesti dikaji ulang; lanjutkan atau hentikan.Jika pemerintah tetap ngotot untuk meneruskan, maka ada dua pilihan mendasar. Pertama, jangan jadikan UN sebagai salah satu syarat penentu kelulusan. Cukuplah UN sebagai alat ukur untuk menentukan sejauh mana kemampuan siswa di negeri ini dalam menguasai kom¬petensi yang telah ditetapkan dalam standar isi. Masalah kelulusan, serah¬kan saja sepenuhnya kepada sekolah. Dengan begitu, alasan pemerintah untuk mengukur kemampuan peserta didik secara nasional bisa terjawab, meskipun harus menghabiskan biaya yang sangat mahal.Hanya saja, perlu tindak lanjut nyata dari setiap hasil evaluasi yang dilakukan. Namun, jika pemerintah tetap menjadikan UN sebagai salah satu penentu kelulusan, maka praktik kecurangan tampaknya akan terus menjadi isu, bahan pergun¬jingan, dan kasus memilukan yang tak kan bisa dibuktikan. Kedua, jika pemerintah tetap me¬ngi¬nginkan hasil UN menjadi salah satu penentu kelulusan, maka peme¬rintah mesti menjamin proses pembelajaran sesuai dengan standar. Bagaimana mungkin masyarakat siap dan ikhlas menerima evaluasi distandarkan, tetapi proses tidak! Sesungguhnya, inilah yang selalu menjadi keluhan, dianggap tidak adil, bahkan menjadi

alasan orang-orang tertentu yang siap menjadi “martir” melakukan kecurangan UN tersebut sehingga dosa itu dianggap sebagai “kecurangan bil-ma’lum”, atau kecu¬rangan yang harus dimaklumi. Proses penyelenggaraan pendidikan di sekolah tidak standar, tibatiba evaluasi dipak¬sa untuk memenuhi standar. Padahal ada delapan aspek yang harus memenuhi standar, yaitu standar isi, kompetensi lulusan, pendidik dan tenaga kependidikan, proses, penge¬lolaan, evaluasi, sarana prasarana, dan pembiayaan. Cobalah lihat dengan teliti, berapa se¬kolah sebenarnya yang telah meme¬nuhi standar pelayanan minimal pada delapan aspek tersebut. Misalnya, standar yang telah disepakati adalah guru harus berpendidikan minimal S1, mata pelajaran yang diajarkan sesuai dengan kualifikasi akademiknya, setiap kelas hanya beranggotan 32 orang siswa, penentuan KKM apa adanya, pembelajaran dilakukan secara te¬rencana, pembelajaran diterapkan dengan kegiatan eksplorasi, elaborasi dan konfirmasi, dan masih banyak indiktor lainnya yang harus di¬stan¬darkan. Tegasnya, masih banyak sekolah kita yang belum mampu me¬menuhi standar tersebut. Selain itu, sejak dua tahun lalu sudah ada software yang mampu menganalisa apakah jawaban ujian siswa merupakan hasil mencontek atau dari bocoran kunci jawaban. Kecu¬rangan peserta ujian akan segera bisa dideteksi. Namun belum terdengar ada pemerintah daerah kabupaten/ kota yang memberi sanksi ke-

pada sekolah yang terdeteksi melakukan kecurangan tersebut. Sebaliknya, pemerintah harus memberireward kepada sekolah yang tidak terdeteksi melakukan kecura¬ngan, merkipun hasil UN dan tingkat kelulusan rendah. Kemudian pemerintah daerah pa¬tut memberi reward kepada setiap sekolah yang siswanya banyak diterima di perguruan tinggi pavorit. Sejak dua tahun lalu pemerintah Sumbar telah melakukannya, tetapi perlu dilan¬jutkan, ditingkatkan dan diso¬sia¬lisasikan kepada masyarakat luas. Jika upaya-upaya seperti ini tidak dilakukan, maka program pendidikan karakter hanya isapan jempol, meng-habiskan anggaran, dan kegiatan serimonial yang dipergunjingkan.Ujian Nasional pun dianggap hanya dari sisi proyek ratusan miliyar dari pada signifikansina dalam sebuah proses pendidikan. Lebih dari itu, kita juga berharap kepada media masa, peneliti, LSM pendidikan, perguruan tinggi dan pihak kompeten lainnya turut mem¬bantu peningkatan kualitas pendidikan di negeri ini. Lakukan investigasi terhadap praktik kecurangan. Teliti kondisi sekolah yang ada, memenuhi standar atau tidak! Pemerintah dan masyarakat harus berkolaborasi memikirkan dan berbuat untuk meningkatkan kualitas pendi¬dikan nasional. Pemerintah harus terbuka menerima masukan yang konstruktif, masyarakat pun didorong untuk berpartisipasi aktif. Optimisme harus tetap dibangun sebagai modal untuk menapak jalan menuju puncak peradaban melalui pendidikan yang berkarakter. Insya Allah. (***)

DIREKTUR/PEMIMPIN REDAKSI: Taufik Adam; DEWAN REDAKSI: Asep Sabar, Fadjrin Lamato, Maryono Anau; REDAKTUR EKSEKUTIF: Asep Sabar, Fadjrin Lamato, Maryono Anau; REDAKTUR: Junius Dilapanga, Yokman Muhaling, Sumitro Dolot; ASSISTEN REDAKTUR : Tauffan Damopolii; STAF REDAKSI: Abdul Rahman Momintan, Musliyadi Mokoagow, Rensa Bambuena; SEKRETARIS REDAKSI: Tessa Mokodompit; FOTOGRAFER: Harry Tri Atmodjo (Redaktur Foto), Ir Gilalom; PRACETAK: Gufran Mamonto (Koordinator), Maulana Baubabong, Irwan Ramly; BIRO-BIRO: Dharma Eka Korompot (Bolmong Selatan), Irfani Alhabsyi (Bolmong Utara), Chendry Mokoginta (Bolmong Timur), Mawardi Mamonto (Manado); PEMASARAN: Bustaman Lantong (Koordinator), Martopo Maani, Romi Linggatu, Stevanus; STAF ADMINISTRASI: Rena Pasakay, Hartuti Kandoli; IKLAN: Mildawati Hassan (Koordinator); DESAIN IKLAN: Wirabuana Peri; KEUANGAN: Frangky Charles; ADMINISTRASI KEUANGAN: Kartika Aprilia Manoppo; INFORMATION TECNOLOGY (IT): Jonly Tumiwang; OMBUDSMAN MANADO POST GRUP: Max Rembang (Ketua), Ais Kai, Hinca I.P. Pandjaitan. ALAMAT: Jln. Karel Sasuit Tubun No. 143 Kelurahan Sinindian Kecamatan Kotamobagu Timur, Kota Kotamobagu, Telp: 0434-2628765 Fax: 0434-2628756, KANTOR PERWAKILAN MANADO: Jln. Babe Palar No. 54 Gedung Manado Post Center, Manado, Telp: 0431-855558. PERWAKILAN JAKARTA: Gedung Graha Pena Lt. 6. Jln. Kebayoran Lama 12 Jakarta Selatan, Telp: 021-53699509, Fax: 021-5328487. PERWAKILAN SURABAYA: Gedung Graha Pena Jln. Ahmad Yani 88 Surabaya, Telp: 031-8283333, Fax: 031-8285555.


RADAR TOTABUAN HALAMAN 9

SELASA, 30 APRIL 2013

ART: MAULANA

Informasi Harga Barang Kebutuhan Pokok Masyarakat di Pasaran Kotamobagu BAHAN POKOK PANGAN Beras : - PL Biasa (Sultan) Gula Rafinasi Minyak Goreng : - Bimoli Botol - Tanpa Merk Daging : - Sapi Murni - Ayam Broiler - Ayam Kampung

Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp.

TELUR : 7.600 /Kg - Telur Ayam Broiler - Telur Ayam Kampung 12.900 /Kg Susu Kental Manis : - merk Bendera 11.250 /620ml - merk Cap Nona 10.000 /Ltr Susu Bubuk : - merk Bendera 80.000 /Kg - merk Indomilk 60.000 /Ekr - merk Dancow 90.000 /Ekr

BAHAN POKOK PANGAN Rp. Rp.

1.350 /Btr 2.500 /Btr

Rp. 7.300 /390gr Rp. 7.700 /390gr Rp. 28.600 /400gr Rp. 24.750 /400gr Rp. 29.850 /400gr

PERPAJAKAN

Triwulan I, Pajak Progresif Minim KOTA Kotamobagu tak pernah sepi dari macet. Padalah Kota sekecil kotamobagu dianggap sangat mudah untuk mengatur lalulintas, khususnya di pusat Kota. Namun yang terjadi sekarang, setiap saat dan di mana-mana dijumpai penumpukan kendaraan. Salah satunya di Bundaran Paris dan pertigaan Jln. Kartini. Penyebabnya, jumlah kendaraan bermotor di kota ini terus bertambah setiap bulannya. Hal ini seperti dikatakan Olvi, sales Mobil Dealer ternama di Kotamobagu. Sayangnya, jumlah wajib pajak yang melakukan kewajiban untuk pajak progresif ini dianggap belum sebanding, terutama pada triwulan I tahun 2013. Perbandingan yang disajikan Dinas Pendapatan Daerah (Dispenda) Sulawsi Utara, target tahunan dan realisasi penerimaan pendapatan Asli daerah (PAD), selang Februari kemarin. Yang dikelolah langsung oleh UPTD Kotamobagu, masih minim. Target tahunan dan realisasi pun masih menjadi Pekerjaan rumah yang harus diselesaikan Dispenda Sulut UPTD Kotamobagu. Karena dalam perbandingan yang ada ditemukan minus sebanyak Rp 542.442.800 untuk perbandingan triwulan tahun 2012 dan tahun 2013. Triwulan I tahun 2012 realisasi mencapai Rp. 7.450.615.250 dengan target Rp 12.903.000.000, sedangkan pada untuk triwulan I di tahun 2013 hanya sebesar Rp 6.908.172.450, dengan target yang ada sebesar Rp 12.977.300.000. Kepala Seksi Penetapan dan Penerimaan PKB/BNN-KB UPTD Kotamobagu, SSAJ. Saruan, mengatakan pertumbuhan kendaraan di Kotamobagu sudah meningkat, untuk pajak pun seharusnya lebih ditingkatkan, sesuai target yang dimiliki Dispenda UPTD Kotamobagu. “Tinggal kesadaran wajib pajak yang harus taat pajak,” tegas Saruan. Pihaknya pun mengakui adanya selisih triwulan tahun 2012 dan tahun 2013. Dengan demikian Ia meminta jajarannya agar lebih bersinergi dalam pelayanan pembayaran pajak dan meminta wajib pajak untuk melakukan pembayaran tepat waktu. (mg6/cep)

Jagung Pipilan Kering Garam Beryodium : - Bata - Halus Tepung Terigu - Kompas Sabun: - Lux - Lifeboy - Rinso

Rp. 3.000 /kg Rp. - /buah Rp. 3.000 /kg Rp. 7.500 /Kg Rp. 2.100 /buah Rp. 1.850 /buah Rp. 14.800 /Kg

Kacang Kedelai : - Eks Impor - Lokal Mie Instant : - Ayam Bawang Cabe : - Cabe Merah Besar - Keriting - Biasa/Rawit Tomat Apel

Rp. Rp.

8.500 /Kg 8.000 /Kg

Rp.

1.400 /bks

Rp. 15.000 /Kg Rp. 16.000 /Kg Rp. 30.000 /Kg Rp. 4.000 /Kg

APRIL 2013 BAHAN POKOK PANGAN & BANGUNAN

HASIL PERTANIAN

Bawang Merah Bawang Putih

Kopra Cengkih Vanili: - Basah - Kering Coklat Kopi Biji Gula Rafinasi Kedelai Eks Impor

Rp. 40.000 /Kg Rp. 30.000 /Kg

Ikan Asin Teri

Rp. 65.000 /Kg

Kacang Hijau Kacang Tanah Ketela Pohon

Rp. 13.000 /Kg Rp. 15.000 /Kg Rp. 5.000 /Kg

Semen : Besi Beton : - 6 mm - 8 mm - 10 mm - 12 mm Paku Biasa 1/5 cm

Rp. 64.000 /sak Rp. Rp. Rp. Rp. Rp.

32.000 42.000 72.000 92.000 13.500

/ujung /ujung /ujung /ujung /ujung

Sumber :

Rp. 2.700 /Kg Rp. 120.000/Kg Rp. Rp. Rp. 16.000 /Kg Rp. 20.000 /Kg Rp.13.000/Kg Rp. 8.500/Kg

Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Kotamobagu Tahun 2013

Bisnis TukarMenukar Uang Rusak Banyak Warga tertarik KOTAMOBAGU – Sebagian warga Kotamobagu dan sekitarnya tak menyangka, bahwa selain bank, ternyata mereka dapat menukar uang kertas dengan kondisi rusak ditempat penjualan salep kurap dan kudis milik Om Uti. Om Uti sendiri biasa mangkal di Pasar Serasi. Uniknya dia berdagang keliling menggunakan mobil merek APV hitam DM 1644 AD. Dia mengaku baru saja mendapatkan satu box uang kertas kondisi rusak dari masyarakat. “Tunggu, saya bongkar, saya kemarin (28/4) baru dari Mopuya dapat satu kardus uang rusak.” katanya menggunakan

pengeras suara. Uang kertas yang sudah tidak layak pakai transaksi jual-beli dihargai dengan setengah nilai nominal uang rusak tersebut. Misalnya pecahan Rp. 5 ribu diganti dengan uang baru layak pakai senilai Rp. 3 ribu. Tidak sedikit warga yang datang mengerumuni mobil hitam yang terparkir di ruas jalan depan Pasar Serasi, Kelurahan Gogagoman, Kecamatan Kotamobagu Barat itu. Mulai dari para pedagang bahkan pembeli yang kebetulan melewat langsung menukarkan uang kertas sobek untuk diganti dengan yang baru. Tak hanya itu, selama menunggu pembeli Om

F-YUNITA/RADAR TOTABUAN

BISNIS: Didunia serba canggi sekarang ini bisnis apapun bisa menghasilkan. Salah satunya adalah tukar-menukar uang rusak yang banyak diminati warga Kotamobagu.

Uti kerap menyajikan sulap sekedar intermezo. Tindakan Om Uti yang mempermudah masyarakat menukar uang kertas sobek dengan yang baru mendapatkan pandangan positif dari kalangan mahasiswa Akuntansi Politehnik Manado. Menurut mereka tidak banyak orang

seperti Om Uti yang mau melakukan usaha seperti itu, “Kelihaian Om Uti juga menjadi salah satu modal utama yang dimiliki marketing. Namun dengan melihat usaha mobile yang dilakukan Om Uti, maka banyak orang yang akan berkata tidak untuk usaha

tersebut. Saya pribadi nda mampu untuk melakukan hal yang dilakukan dia dengan mengumpulkan uang kertas sobek dari masyarakat dan mengganti dengan yang baru, kecuali hal itu termasuk hobbi,” ujar Ferdy Lantang. (mg6/ cep)

Elpiji 12 Kg Mahal KOTAMOBAGU Pengguna gas elpiji kemasan 12 kilogram harus siapsiap berhadapan dengan situasi langka. Pasalnya harga gas elpiji 12 kg kini sudah mencapai Rp. 150 ribu pertabung. Padahal sebelumnya di bulan Februari hanya sekira Rp. 95.600 saja. Mahalnya elpiji 12 kg tersebut sungguh memberatkan, terutama pengusaha rumah makan dan usaha lainnya. “So mahal kong kosong le,” gerutu Mama Rum, pengusaha Rumah Makan Sederhana di kompleks Pasar Serasi Kelurahan Gogagoman. Salah satu agen elpiji di kelurahan Kotamobagu, tepatnya di samping rumah sakit Datoe Binangkang ketika ditanyai

permasalahan kenaikan harga elpiji, tidak mau memberikan komentar. Ketika ditanya harga elpiji naik menurutnya elpiji tabung 12 kilogram Rp.

150 ribu, sedangkan untuk yang 3 kg Rp. 20 ribu. “Yang tinggi Rp. 150 ribu yang hijau Rp. 20 ribu jo,” kata Ibu pemilik Konter pulsa. (mg6/cep)

EVENT

Surya Pro Mild Makin Gaul

BENAR–benar luar biasa apa yang dilakukan PT. Gudang Garam Tbk untuk menghibur serta memberikan kepuasan kepada para konsumennya. Bayangkan saja, diakhir bulan ini seakan tanpa lelah mereka menggelar kegiatan demi kegiatan dibeberapa wilayah dengan hitungan jarak antara satu daerah ke daerah lainnya sangat menguras energi. Seperti halnya kemarin (28/04) hiburan gratis bertema ‘Gaul Bareng Surya Pro Mild’ gelar di wilayah Kotamobagu. Diawal–awal kegiatan sempat diwarnai dengan rintik-rin-

tik hujan namun antusiasme warga terlanjur begitu menggelora untuk dapat menikmati liburan. Hal ini membuat MC. Samy dan Rachel membuka acara langsung disambut dengan meriah penonton yang hadir. Penampilan awal disuguhkan musik asyik Java Generation Band dan membuat penonton ikut bergoyang sambil mengikuti lirik lagu yang dibawakan oleh grup musik anak muda ini. Belum sempat sadar dengan hipnotis yang diberikan Java Generation Band Surya Pro Mild menampilkan Sang Magician

Master Picenza dengan trik– trik sulap intelektual dicampur guyonan ringan sehingga membuat penonton tertawa. Tak cukup sampai disitu penonton juga dihibur dengan motor–motor yang dibawa oleh Surya Pro Mild dengan para Freestyle Motornya. Disini adrenalin penonton dibuat naik-turun oleh dua anak muda yang lincah berakrobat diatas motor yang ditungganginya. SGR Dancer yang digandeng Surya Pro Mild pun tak kalah heboh di Micro Event Surya Pro Mild kali ini. Tak cukup dengan hiburan gratis Surya Pro Mild juga membuat beberapa games menarik yang diikuti oleh beberapa orang penonton, mereka yang beruntung diberi imbalan hadiah menarik dari Surya pro Mild, salah seorang penonton yang bernama Ari mengungkapkan. “Terima kasih Surya Pro Mild so datang pa torang ba hibur ne, besok-besok klu ad jadwal ulang jang lupa kase sisip akang for torang ley” jelasnya dengan mimik gembira.” “Ini Belum seberapa masih ada yang lebih lagi dan pada saatnya nanti kejutan demi kejutan akan kami terus lakukan untuk para konsumen kami yang loyal,” kataStephanes Pangerapan, Kepala Pos Kotamobagu PT. Gudang Garam Tbk. Bambang Talib Selaku MD Consumer PT. Gudang Garam Tbk menambahkan “terima kasih kami sampaikan kepada seluruh masyarakat yang telah ikut membantu kegiatan ini, kami akan berusaha lebih maksimal dari ini demi kepuasan para konsumen kami.” (ir*/cep)


RADAR TOTABUAN

X HALAMAN 10

SELASA, 30 APRIL 2013

ART: MAULANA

Diurus Provinsi, Nuh Yakin UN SD Lancar SETELAH pelajar SMA dan SMP melaksanakan Ujian Nasional (UN), kini giliran siswa Sekolah Dasar (SD) yang akan melaksanakan UN. Ujian di bangku SD akan digelar pekan depan 6-8 Mei 2013. Untuk UN ini, Mendikbud Mohammad Nuh menjamin bisa dilaksanakan dengan lancar karena pengadaan soal ujian diserahkan pada masing-masing provinsi. “Cek terakhir, sekarang sudah mulai bergerak distribusi ke kabupaten/kota. Pengadaan ada di provinsi masing-masing. Setiap provinsi buat tender sendiri. Moga-moga lancar,” ujar Nuh di kompleks kantor Presiden, Jakarta, Senin (29/4). Berbeda dengan soal UN untuk SMA dan SMP yang memiliki 20 jenis soal yang berbeda, untuk siswa SD akan diberikan soal yang serupa dan sejenis. Menurut Nuh, pengerjaan percetakan soal UN SD di

BAKU SEDU

“Ojek” Oma dari sanger baru sampe di pelabuhan Manado. Ada tukang ojek lia pa oma langsung ba singgah deng motor. Tukang ojek : Ojek Oma ? Mari jo oma .... Oma : Oh makase dang e (langsung ba bonceng) Langsung tukang ojek bajalan, serta so ada 2 kilo bajalan tukang ojek ba tanya pa oma Tukang Ojek : Oma mo kamana ?? Oma : Hii... stau le pa ngana....ngana yang pangge .. :D

Minyak tanah Suatu kali Alo Utu pangge pigi di mall... Pas sampe kong dong bacarita... Alo : Ba apa nn di Mall? Utu : Ba borong noh :D Alo : kyapa dang musti di mall? Utu : Soalnya disana semua ada Pas sampe di Mall Utu langsung ba borong. Abis ba borong, kong Alo ba protes pa Utu. Alo : Utu, nn bilang semua ja jual disini :( Utu : Kyapa so nn ba tanya bagitu :? Alo : So taron-ron 10 kali sto kita cari-cari nyanda ada :( Utu : Apa soh ngana mo beli :? Alo : Minyak Tanah :D

Wajar 9 Tahun di 173 Daerah Belum Tuntas

MESKIPUN program wajib belajar pendidikan dasar (Wajar Dikdas) 9 tahun sudah dinyatakan tuntas tahun 2011, dengan tercapainya angka partisipasi kasar (APK) nasional 99,47 persen, namun masih ada 173 kabupaten/kota

yang belum tuntas karena APK-nya masih di bawa 95 persen. Demikian pengakuan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Mohammad Nuh dalam acara penandatanganan bantuan pemerintah Australia kepada Indonesia melalui program kemitraan pendidikan Australia - Indonesia (KPAI) di Kemdikbud, Senin

(29/4). “Pada 173 daerah yang belum tuntas ini masih ada 138.560 anak usia 13-15 tahun yang belum mendapatkan layanan pendidikan setingkat SMP secara memadai,” ungkap M Nuh. Agar mereka dapat mengakses pendidikan dasar, maka di daerah tersebut dibutuhkan sekitar 4.330 ruang kelas baru atau setara dengan kurang lebih 1.516 sekolah baru. Nah, kebutuhan ini secara perlahan mulai terpenuhi dengan adanya bantuan dari pemerintah Australia kepada Indonesia. Tak tanggung-tanggung, pemerintah Australia melalui Australia Indonesia Basic Education Program (AIBEP) menargetkan pembangunan sekitar 1.406 sekolah SMP atau setara dengan 3.000 bangku SMP baru, yang diberikan dalam bentuk hibah bidang pendidikan. “Tahun 2012 program KPAI telah menyelesaikan pembangunan 451 sekolah (32 persen) dari total target KPAI. Tahun kedua 2013 ini ditargetkan pembangunan 307 sekolah (22 persen) target KPAI yang terdiri dari 160 unit sekolah baru dan 149 SD-SMP satu atap,” pungkasnya. (jpnn/har)

provinsi dilakukan bukan hanya pada 2013 ini saja. “Mengawasi 30-an provinsi itu sulit. Kita centralize. Bukan tahun ini saja, tapi tahun lalu juga. Hasilnya juga enggak apaappa. Tahun lalu engak ada apa-apa,” terang Nuh. Untuk substansi soal UN SD dibuat oleh Pemerintah Pusat sebanyak 25 persen dan Pemerintah Daerah 75 persen.\ Untuk wilayah Jakarta, berdasarkan data dari Dinas Pendidikan DKI Jakarta, ada sebanyak 153.449 siswa dari 3.548 sekolah akan mengikuti UN. Mereka terdiri dari 141.076 siswa SD di 3.060 sekolah dan 12.373 siswa MI di 488 sekolah. Kemudian untuk siswa dengan kekhususan dari SDLB yang akan mengikuti UN, yakni sebanyak 126 siswa, terdiri dari 1 siswa tunanetra dan 125 siswa tuna rungu. (jpnn/har)

Banyak Masalah, UN SMA Tetap Dinyatakan Sah

BADAN Standar Nasional Pendidikan (BSNP) mengklaim Ujian Nasional (UN) untuk tingkat SMA sederajat tahun 2012/2013 sah. Meskipun jadwal pelaksanaannya di bergeser di sejumlah daerah, UN untuk SMA dinilai telah berjalan sesuai prosedur. “Pelaksanaan UN SMA sederajat Tahun Pelajaran 2012/2013 telah mengikuti prosedur yang ditetapkan maka pelaksanaan UN adalah sah,” kata Kepala BSNP Aman Wirakartakusumah di Jakarta, Senin (29/4/2013). Aman menyatakan, pelaksanaan UN tersebut diklaim sah setelah mendapatkan konfirmasi dari Majelis Rektor Perguruan Tinggi Negeri (MRPTN) dan berdasarkan berbagai bahan acuan. Sebelumnya pelaksanaan UN tingkat SMA sederajat Tahun 2012/2013 di 11 provinsi bergeser dari jadwal semula pada 15 April 2013 menjadi 19 April 2013 dengan alasan pengepakan naskah soal di percetakan mengalami kendala teknis. Sempat dikhawatirkan, pergeseran jadwal ujian tersebut menimbulkan kebocoran soal. Aman menguraikan bahwa proses pelaksanaan UN yang bergeser di 11 provinsi, se-

hingga terjadi penggandaan soal yang sudah diamankan dan secara proses sudah memenuhi prosedur. Untuk mengurangi kemungkinan kebocoran soal, maka dibuat surat edaran ke seluruh provinsi bahwa naskah UN di simpan secara baik dan aman serta rahasia di masingmasing provinsi. Senada dengan Aman, Ketua MRPTN Idrus Paturusi mengatakan setelah dilakukan konsolidasi dengan beberapa rektor lainnya yang bertanggung jawab terhadap pelaksanaan UN, walaupun pada hari pertama ditemukan beberapa kendala namun secara umum berjalan sesuai yang diharapkan. “Maka saya menyatakan semua telah dilaksanakan sesuai dengan prosedur operasi standar,” kata Idrus. Wakil Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Musliar Kasim mengatakan, pihaknya berani menyatakan UN tersebut sah karena sudah sesuai prosedur standar dan tidak terjadi kebocoran, sebab soal berbeda antara wilayah timur dan tengah. Sementara itu, investigasi juga sudah dilakukan oleh inspektorat jenderal pendidikan dan diharapkan selesai pekan ini.(tn/har)


R A DA R TOTA B UA N HALAMAN 11

SELASA, 30 APRIL 2013

ART: JC_DONDO

BOX OFFICE

Film “Pain & Gain” Bertahta di Puncak F I L M action “Pain & Gain” menduduki tangga film teratas perolehan di bioskop AS dan Kanada, dengan mengumpulkan uang sebesar USD20 juta atau sekitar Rp192 miliar. Di sisi lain Film “Oblivion,” fiksi ilmiah produksi Universal Pictures yang dibintangi Tom Cruise, turun ke peringkat kedua dari pertama sebelumnya dengan mengumpulkan USD17.4 juta. Disusul, Lions Gate Entertainment Corp (LGF) dengan film “The Big Wedding” berada di urutan keempat dengan penjualan sebesar USD7,5 juta pada debutnya yang pertama. Walt Disney juga bakal meluncurkan “Iron Man 3,” disusul Paramount dengan film “Star Trek Ke Darkness” dan Warner Bros “The Hangover Part III. “Iron Man 3” bakal diputar serentak secara internasional pada pekan terakhir ini dengan target pendapatan sebesar USD 195 juta. Menurut Bloomberg (29/4), liburan musim panas biasanya menyumbang sekitar 40 persen dari pendapatan box-office tahunan. “Pain & Gain,” sendiri didasarkan pada kisah nyata, tahun 1999 yang pernah dimuat di majalah New Miami Times. Film ini dibintangi Mark Wahlberg dan bintang “smackdown” Dwayne “The Rock” Johnson dan disutradarai Michael Bay. Daniel Lugo (Mark Wahlberg) adalah binaragawan biasa yang bekerja di Sun Gym bersama dengan temannya Adrian Doorbal (Anthony Mackie). Bosan menjalani kehidupan yang miskin, Lugo berencana menculik Victor Kershaw (Tony Shalhoub), pengusaha kaya yang biasa berlatih di gym. Lugo berencana memeras uang dari dia melalui penyiksaan. Dengan bantuan dari seorang penjahat yang baru keluar dari penjara, Paul Doyle (Dwayne Johnson), “Sun Gym Gang” pun berhasil mendapatkan Kershaw untuk menandatangani seluruh keuangannya. Tapi ketika Kershaw selamat dari percobaan pembunuhan oleh ketiga orang tersebut, dia lantas menyewa detektif swasta Ed Du Bois (Ed Harris) untuk menangkap mereka setelah Departemen Kepolisian Miami gagal melakukannya. (jpnn)

Lina Marlina

Ditawarin Foto Pose Menantang USAI rekayasa berita nikah dengan Kiwil, pedangdut Lina Marlina semakin banyak tawaran kerja. Lina mengaku mendapat tawaran foto pose menantang dari majalah pria dewasa. “Iya benar. Tawaran foto majalah dewasa banyak,

Tapi saya nggak ambil dulu,” ungkap Novil melalui telepon seluler, Senin (29/4). Menurut Novil, sejak ramai menjadi pemberitaan, Lina jadi semakin populer. Tak hanya tawaran berpose untuk majalah dewasa, Lina

juga mendapat kontrak iklan produk bumbu dapur. “Ya kesibukan sekarang paling off-air, perform, ada iklan bumbu dapur. Sama lagi kerjasama dengan ustadz Maulana,” terangnya. (inc)

Venna Melinda Tolak Tuntutan Ivan Fadilla VENNA Melinda menolak tuntutan Ivan Fadilla soal sita marital harta kekayaan bersama. Ia juga menginginkan hak asuh

kedua anaknya, Verrel Bramasta dan Athalia Naufal. “Kami menolak anakanak hanya pada Mas Ivan karena bertentangan den-

gan UU PA (perlindungan anak) dan konvensi hukum Islam. Sita marital juga tidak bisa karena ada perjanjian pra pernikahan,” ujar Kemala Dewi, kuasa hukum Venna di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Senin (29/4). Namun artis dan politikus termana ini enggan berkomentar banyak soal pernyataan kuasa hukumnya. Ia khawatir omongannya akan berdampak terhadao kedua anaknya. “Saya sudah cukup bicara. Beritanya saya ingin anak-anak comfort di sekolah saja. Saya tidak berani ngomong lagi,” tegasnya. Sementara itu, menurut Muhammad Milano, kuasa hukum Ivan, menyerahkan semua pada keputusan pengadilan. Termasuk harta gono gini dan hak asuh anak. “Itu majelis hakim yang memutuskan . M a sih akan dibuktikan, apakah ada hak mas Ivan bersama atau mil i k V e n n a sepenuhnya. Intinya kami akan serahkan sepenuhnya pada anakanak,” tandasnya. (inc)

Deddy Mizwar SAKIT

KABAR sakitnya Wakil Gubernur Jawa Barat terpilih Deddy Mizwar, dibenarkan oleh pihak Rumah Sakit Pondok Indah (RSPI). Deddy dirawat di RSPI sejak M i n g g u ( 2 8 / 4 ) pukul 23.00 WIB. “Iya bener kalau pak

Dedy Mizwar ada di RSPI. Masuknya sejak tadi malam, pukul jam 11 malam,” kata Karina, Coorporate Comunication dan Public Relation RSPI Grup saat d i t e m u i d i R S P I J akarta Selatan, Senin (29/4). Karina menyampaikan bahwa saat i n i Deddy Mizwar sedang istrirahat total dan pihak keluarga meminta agar ti d a k a d a y a n g mengganggu. “Keluarga beliau berpesan agar tidak diganggu. Beliau minta bedrest (istirahat) total,” jelasnya. Berdasarkan keterangan yang diberikan salah satu s a h a b a t D e d d y M i zwar, Sys Ns, aktris senior tersebut terserang penyakit u s a i m e l a k s a n a k an ibadah umroh. Bahkan tubuhnya menggigil saat masih berada di pesawat. (jpnn)


R A D A R T O TA B U A N

BOLMUT SELASA, 30 APRIL 2013

ART: JC_DONDO

?

Kabupaten Padi HALAMAN 12

15 Desa Pemekaran Dapat ADD PERUMAHAN RAKYAT

Bantuan RLH Dipertanyakan BANTUAN program stimulan Rumah Layak Huni (RLH) dari pemerintah pusat melalui Kementerian Perumahan Rakyat (Kemenpera) ““Jangan ini dija- untuk tahun 2013 ini, sudah didikan konsumsi pendataannya lakukan Pemkab Bolmut. politik dari ok- Namun, beberapa warga num kandidat, mempertanyakan metode pendataan yang dilakukan dimana hanya oleh pemerintah daerah karena soal pili- (pemda) kepada para waryang layak menerima han yang tidak ga bantuan tersebut. Pasmendukung salah alnya, sejumlah warga satu kandidat, yang layak mendapatkan, tidak termasuk berimbas pada ternyata dalam data penerima banpemberian hak- tuan ini. Seperti yang dikatakan Arman Usman hak kami,” salah seorang warga Desa Sangkub, senin (29/4). ARMAN USMAN “Yang kami tahu bantuan ini dari pemerintah pusat dan bukan dari pemerintah daerah. Pemda hanya memfasilitasi jalannya program ini, dengan mendata jumlah warga yang belum memiliki rumah layak huni lalu merekomendasikannya ke pemerintah pusat. Tapi yang ada saat ini, banyak dari kami yang berhak ternyata tidak mendapatkan bantuan ini, justru yang masih layak dan mampu menerima bantuan ini,” ujarnya. Dirinya menuding, bahwa tidak masuknya sejumlah warga yang berhak menerima bantuan ini, dikarenakan momentum Pemilihan Umum (Pemilu). “Jangan ini dijadikan konsumsi politik dari oknum kandidat, dimana hanya karena soal pilihan yang tidak mendukung salah satu kandidat, berimbas pada pemberian hak-hak kami,” tandasnya. Dia berharap pemda dalam hal ini Bappeda selaku pihak yang menjalankan program ini, agar dapat selektif dan benar-benar melihat mana warga yang layak menerima dan yang tidak berhak menerima bantuan ini. (ril/ryo)

Tiap Desa Terima Rp 55 Juta BOLMUT - Dengan dimekarkannya 15 desa di Kabupaten Bolmong

Utara (Bolmut) tentunya membawa ketambahan anggaran Alokasi Dana Desa (ADD) Bolmut tahun ini. 15 desa tersebut mendapatkan kucuran dana Rp 55 juta setiap masing-masing desa. “Bantuan itu untuk pembangunan

sarana dan prasarana,” kata Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa (BPMD) Ashar A. Hasan, melalui Kepala Bidang (Kabid) Pemerintahan Desa (Pemdes) Fadly Usup, Senin (29/4). Menurutnya 15 desa tersebut telah dimekarkan sejak tahun 2012. Namun, untuk realisasi ADD bagi desa-desa tersebut baru

bisa direalisasikan pada tahun ini. “Untuk pemekaran desa tesebut sudah dilakukan sejak tahun kemarin namun itu pada jatuh di bulan Nopember 2012. Sehingga pengusulan ADD ke 15 desa jatuh di tahun 2013,” kata Fadly. Fadly juga menjelaskan, besar anggaran tersebut, sudah sesuai dilihat dari

RUMAH MISKIN: Tidak tepat sasaran

jumlah penduduk dan luas wilayah masing-masing desa te r s e b u t . “ U n tuk besar anggaranya kami melihat dari jumlah penduduk di atas 1.000. Sedangkan unt uk l uas wilayanya harus diatas 250 hektare. Dan ke 15 desa itu berada diatas jumlah tersebut,” ujarnya. (ril/ ryo)

F-ISTIMEWA


RADAR TOTABUAN

HUKUM & KRIMINAL

NOMOR TELEPON PENTING PLN PAM

KK Induk Induuk KK KK RS Datoe Dat a oe Binangkang B Biinan angk g an gk a g Kebakaran Keba Ke baka kara rann Polres Po es Bolmong Bol olmong ngg Mobil Mobil Jenazah Mob Mo Jenaazaah Mobil Mobi Mo b l Ambulance Am mbu bula lanc la ncee nc

HALAMAN 13

SELASA, 30 APRIL 2013

ART: JC_DONDO

((0434) 04434 34) 4) 21244 21 (0434) ( 434) (0 4334) 4 23024 23 (0434) ( 434 (0 4334) 21917 21 (0434) (04334) 24428 (0 24 (0434) (0434 0434) 25111 04 2 25 085240870684 08852 5 40 4087 0 (0434) (04 0 34)) 21181 21 081356483930 081335648 081244243970 0812 08 812 124424 081340884455 08134088 081244254582 08124425

LINTAS KRIMINAL

Adik Bunuh Kakak NASIB nahas menimpah Jufrin, 24 tahun, warga RT 22 RW 08 Kelurahan Jatibaru Kecamatan Asakota. Hidupnya harus berakhir di tangan adik kandungnya sendiri Hermanto, 22 tahun, warga RT 27 RW 09. Korban dipukuli dan dibancok beberapa kali hingga meninggal. Peristiwa tersebut, terjadi Sabtu lalu sekitar pukul 17.30 WITA di penggilingan padi milik Khairudin, bapak dari korban dan pelaku sendiri. Korban dipukuli dan dibacok adiknya, saat korban hendak membacok bapaknya. Akibat pembacokan itu sekujur tubuh almarhum terluka. Paling parah di leher bagian belakang, terdapat luka menganga. Luka bacok juga terdapat di kepala bagian atas, melintang mulai kuping hingga mulut bagian kiri, serta luka bacok di lengan dan pergelangan tangan kanan. Hingga Sabtu malam, jenazah korban masih diidentifikasi petugas. Sedangkan pelaku pembunuhan telah diamankan di Polres Bima Kota. Salah seorang warga Nuraini menceritakan, kejadian itu berawal saat korban mendatangi bapaknya, Khaerudin, di penggilingan padi dengan memegang parang dan golok pada kedua tangannya. Korban saat itu sedang dalam keadaan mabuk. Seketika korban langsung menyerang dan mengayunkan parangnya hendak membacok bapak kandungnya itu. Namun beberapa kali upaya pembacokan itu berhasil dihindari bapaknya. Melihat kejadian tersebut, Hermanto, yang merupakan adik korban, naik pitam dan mengambil balok kayu yang berada di sekitar tempat itu. Balok tersebut langsung dipukulkan ke kepala korban dari belakang. Menerima pukulan itu, korban jatuh tersungkur. Tersangka lantas mengambil parang yang terlepas dari tangan korban. “Parang itu diambil dan digunakan pelaku untuk membacok korban beberapa kali hingga meninggal,” terang Nuraini yang juga kakak tertua dari dua bersaudara itu di kantor Polres Bima Kota, Sabtu lalu. Diakui Nuraini, ulah brutal korban tersebut bukan kali pertama. Setiap dia tidak memiliki uang untuk mabukmabukan, korban selalu ngamuk dan ingin membunuh kedua orang tuanya. Padahal korban sudah berumah tangga dan memiliki dua isteri dan tiga orang anak. Namun kebiasaannya minum khamar tidak ditinggalkan. “Kebiasaan korban mabuk-mabukan itu sejak almarhum masih remaja,” tuturnya. Anehnya lanjut Nuraini, setiap almarhum mabuk, selalu kalap dan mengancam kedua orang tuanya. Bahkan dulu bapak pernah dibacok korban, namun karena pertimbangan ayah dan anak, masalah itu didamaikan. Tidak hanya itu katanya, ibu juga pernah dikejar almarhum dengan parang. “Kejadian itu, berlangsung saat adiknya Hermanto (pelaku) sedang kuliah di Jakarta, dan baru pulang beberapa minggu lalu,” jelasnya. Diakuinya, sikap kedua adiknya itu jauh berbeda. Jika Jufrin, suka mabuk dan berbuat ulah dalam keluarga, namun Hermanto, orangnya pendiam, sopan dan penurut. “Saya kasihan pada Hermanto, karena kejadian itu masa depannya terancam karena harus berurusan dengan hukum,’’ ucapnya dengan nada sedih. Dari keterangan petugas identifikasi Polresta Bima Kota, pada tubuh almarhum terdapat beberapa luka bacok. Diduga korban meninggal akibat kehabisan darah. Sedangkan tersangka, pada Sabtu sore lalu belum diproses, namun telah diamankan di Polres Bima Kota. (jpnn/yok)

Satpol PP Nyabu di Rudis Walikota PALEMBANG – Badan Narkotika Nasional (BNN) Provinsi Sumatera Selatan (Sumsel) kembali bergerak. Tidak tanggungtanggung, meringkus lima oknum anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol-PP) Kota Palembang di pos jaga rumah dinas (rumdin) wali kota Palembang. Kelima oknum Pol-PP berikut barang bukti (BB) dua paket sabu-sabu (SS), satu timbangan digital dan bong alat isap SS, kini sudah diamankan di Mako BNN Sumsel. Kepala BNN Sumsel Brigjen Pol Bontor Huta-

pea, membenarkan kelima oknum Pol-PP itu sudah berada dalam tahanan BNN Sumsel untuk kepentingan proses hukumnya. “Benar, ada lima orang tersangka yang tertangkap di salah satu pos jaga di sekitar areal rumah dinas wali kota Palembang. Hal ini berdasarkan laporan masyarakat dan penyelidikan yang dilakukan, maka ditangkap pada Jumat (26/4) sekitar pukul 17.00 WIB,” ungkap Bontor. Hanya saja, jenderal bintang satu itu belum bisa memberikan data lebih lengkap mengenai kelima

oknum tersebut termasuk kronologis penangkapannya. Pasalnya, dia mengaku masih berada di Jakarta, saat dihubungi kemarin. “Saya kira itu dulu beberapa informasi yang dapat diberikan. Untuk lebih jelasnya mungkin besok (hari ini, red) akan kita gelar kasus yang melibatkan oknum PNS tersebut,” kata Bontor, via ponselnya. Sementara informasi yang didapat, dari kelima oknum Pol-PP itu, dua sudah berstatus PNS dan tiga lagi masih honorer. Salah seorang pegawai bagian rumah tangga rumdin

wali kota Palembang yang berhasil ditemui kemarin, mengaku tidak tahu persis kejadian itu. Namun dia tidak menampik ada penangkapan di sana pada Jumat sore itu. “Iya, di pos depan sini, kalau tidak salah hari Jumat kemarin, ya. Tapi kami tidak tahu persis, rumah dinas juga sedang sepi, karena sudah sore dan kami juga dapat informasinya seperti itu. Sampai sekarang juga belum ada instruksi khusus, tentang penjagaan tambahan atau apa pun terkait penangkapan anggota Pol

PP di pos jaga tersebut,” ujarnya. Dikonfirmasi terpisah, Kasat Pol-PP Kota Palembang Drs H Aris Saputra, mengaku belum mendengar kabar penangkapan anggotanya tersebut, lantaran d i r i n y a b a r u tiba di Tanah Air. “Saya baru tiba sore ini (kemarin, red) di Palembang, setelah cuti umrah. Saya juga belum menerima laporan terkait hal itu. Akan segera saya cari tahu dengan sekretaris mengenai hal ini,” singkatnya. (jpnn/yok)

Buru Otak Perusak Kantor Dekot Polres Gelar Rekonstruksi Peristiwa KOTAMOBAGU – Proses hukum perusakan Kantor Dekot Kotamobagu dalam aksi yang dilakukan ratusan warga Moyag, terus berjalan. Setelah menetapkan 4 (empat) orang sebagai tersangka termasuk mantan Sangadi Moyag Induk, RM alias Rusmin, Senin (29/4) kemarin, Polres Bolmong menggelar rekonstruksi peristiwa. Reka ulang digelar sekitar pukul 17.00 wita di gedung Dekot menghadirkan 16 warga Moyag yang menjadi tahanan polres, minus 4 tersangka yang ditahan di Mapolda Sulut. Dalam reka ulang tersebut, terlihat 20 adegan warga melakukan pengrusakan di dalam Dekot. Merusak fasilitas kantor, dan merusak pepohonan di halaman kantor. Kasat Reskrim Polres Bolmong, AKP Iver Son Manossoh SH, yang memimpin langsung reka ulang itu menjelaskan, rekonstruksi dilakukan untuk memperjelas peristiwa yang terjadi, Rabu (24/4)

ARS Home Stay Melayani sewa kamar/kontrakan harian, mingguan, bulanan. Lokasi strategis depan tempat Fitness & Kolam Renang. Tersedia tempat parkir dijamin aman & nyaman. (Harga Terjangkau)

Jl. Fajar Bulawan Mogolaing

HUBUNGI:

0812 446 8533

lalu. Ini untuk kepentingan penyidikan kasus. “Kami melakukan ini untuk kepentingan peyidikan,” ungkapnya.

“Posisi serta peran yang kita dapat dalam rekonstruksi itu akan digunakan untuk melengkapi berkas para tersangka,” tambah Iver. Lanjut dia menjelaskan, dalam peristiwa itu para tersangka diduga melaku-

kan berbagai pelanggran hukum. Seperti pelanggaran pasal 160 KUHP dan Pasal 170 KUHP yakni menghasut orang lain dan bersama-sama melakukan tindak pidana kekerasan terhadap orang atau barang. “Mereka diancam dengan

pidana penjara paling lama enam tahun untuk pelanggaran pasal 160 KUHP. Sedangkan pelanggaran pasal 170 KUHP diancam dengan pidana penjara paling lama lima tahun enam bulan,” katanya. (mg1/yok)

HARRY-RADAR TOTABUAN

REKA ULANG: Polres Bolmong menggelar rekontruksi kasus Moyag, kemarin. Tampak reka ulang warga saat demo di DPRD Kotamobagu.

Bejat! Ayah Rutin Perkosa Anaknya Sungguh biadab apa yang dilakukan Suhardi (41), warga Desa Brajasakti, Kecamatan Wayjepara, Lampung Timur. Sejak anaknya EA (18) duduk di bangku kelas 2 SMP hingga kelas 3 SMA di Wayjepara, ia rutin memperkosa anaknya tersebut. PELAKU akhirnya ditangkap jajaran Unit Reskrim Polsek Wayjepara, setelah masyarakat

memergoki pelaku menggauli korban di rumahnya, pukul 10.00 WIB Sabtu (27/4) lalu. Warga yang memergoki pemerkosaan itu naik pitam dan menghajar pelaku. Kini tersangka sudah diamankan di Mapolres Lamtim untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya. Sejak di tinggal istrinya menjadi tenaga kerja wanita (TKW) di luar negeri, Suhardi tinggal bersama anak-anaknya. Pelaku yang kesehariannya sebagai petani rupanya tak mampu menahan nafsu bejatnya. Pada tahun 2008 pelaku membawa minuman keras (miras) ke rumah, yang kemudian memaksa korban agar meminumnya. anaknya yang saat itu beru-

sia 13 tahun diperkosa dan diancam jika melaporkan ke orang lain. ”Setelah minum miras korban jatuh pingsan dan pada saat terbangun korban dalam keadaan telanjang dan merasakan sakit dan pedih di bagian kemaluan, lalu selang beberapa hari pelaku selalu mengajak bersetubuh dengan korban dengan mengancam menggunakan golok,” kata Kapolsek Wayjepara AKP Deni kepada Radar Lampung (Grup Radar Totabuan), Minggu (28/4). Peristiwa itu yang menjadi awal perbuatan pelaku menyetubuhi korban hingga sekarang.”Perbuatan itu terus dilakukan pelaku selama lima tahun atau sejak tahun 2008 sampai

sekarang, namun anaknya tidak hamil,” ungkap Deni. Deni menjelaskan, pelaku sudah diamankan di Mapolres Lamtim. Sedangkan, korban sudah melakukan visum di RSUD Sukadana.”Penyidik masih memeriksa pelaku, dan kami juga belum mengetahui penyebab kejadian itu sampai bapaknya memperkosa korban,” jelasnya. Sementara Kasatreskrim Polres Lamtim AKP Rosef Effendi membenarkan telah menerima penyerahan pelaku pemerkosaan anak kandunya dari polisi Polsek Wayjepara dan masyarakat setempat.”Pelaku masih di jeruji sel rutan mapolres, sedangkan perkara ini dipegang oleh polsek tersebut,” ucapnya. (jpnn/yok)

KLINIK CENTRAL TERAPY CHIN - HAU RAMUAN SUPER MUJARAB

AKUPRESORE PISCOSMATIC REFLEKSIOLOGI THERAPY MODERN

IZIN DINKES NO.: 440/D.02-KES/XII/2011

AHLI MENGOBATI SEGALA MACAM PENYAKIT KRONIS

BUKA PRAKTEK TIAP HARI JAM: 08.00 - 20.00 WITA (HARI LIBUR TETAP BUKA) RADANG LAMBUNG/MAAG, merupakan suatu peradangan pada selaput lambung yang lama kelamaan menjadi kronis sehingga peradangan selaput lambung terjadi terus menerus akibatnya keadaan lambung memburuk, kelenjar yang menghasilkan asam lambung dan pepsin terganggu, ramuan aktif dan getha lambung tidak normal mengeluarkannya. Adapun gejalanya yaitu rasa sakit/tidak enak di perut bagian atas, mual, sendawa, nafas busuk, muntah, rasa tidak enak di mulut, lidah seperti berlapis, berdarah dalam lambung bahkan terganggu fungsi hati/liver. LIVER/HEPATITIS, merupakan suatu proses peradangan/kerusakan sel pada jaringan hati yang disebut dengan istilah sirosi penyakit kerusakan hati, sakit liver/sakit kuning. Hepatitis disebabkan oleh factor virus/non virus gangguan pencernaan yang lama premium alcohol obat-obatan kimia, cacing dan gizi buruk/negative thinking (sirik). HEPATITIS A,B, C, D dan E merupakan jenis/stadium penyakit dan perlu diingat hati sangatlah berperan penting dalam kehidupan karena itu hati sangat cocok disebut sebagai pabrik kimia ciptaan Tuhan namun apabila hati sedang rusak/sirosis orang akan mati terbunuh oleh berbagai racun dan zat kimia lain yang kita konsumsi, bagi anda yang menderita penyakit liver atau hepatitis segera hubungi KLINIK CHIN-HAU sebab kami mempunyai ramuannya.

PRAKTEK MENETAP: Jln. Raya AKD Desa Kosio Timur Dusun I RT I Kec. Dumoga Barat (Komp. Pertigaan Kosio Timur) CABANG: Jln. Raya AKD Desa Langagon I Dusun II RT IV Kec. Bolaang (Inobonto)

Mudah sekali untuk mendapatkan seribu macam obat tetapi sangat sulit untuk mendapatkan 1x dalam pengobatan. Klinik Central Theraphy “Chin Hau” Solusinya. MOTTO CHIN-HAU

HP. 081244930402 - 085396215550 (NO SMS)

Inspirasi bagi yang sehat, Motivasi bagi yang sakit


“Terwujudnya Bolmong yang Berbudaya, ya, Berdaya Saing dan Sejahtera”

R A DA R TOTA B UA N SELASA, 30 APRIL 2013

ART: MAULANA

UYO - NANU

Gelar Pemilihan PEMILIHAN duta pariwisata daerah, Uyo dan Nanu Bolmong tahun 2013 siap digelar. Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Bolmong bekerjasama dengan ikatan Uyo dan Nanu saat ini mulai mempersiapkan kegiatan yang telah masuk dalam kalender ivent tahunan itu.“Persiapan terus kami lakukan,” kata Ketua Panitia, Windry Manoppo. Perempuan berparas cantik ini menggambarkan tahapan pemilihan Uyo dan Nanu. Menurutnya peserta nantinya diwajibkan mengikuti Windry Manoppo medical check up, interview, pemotretan, casting sampai pada karantina. “Agar semua tahapan itu berjalan baik, tentu persiapan terlebuh dahulu yang dimatangkan. Ikatan Uyo dan Nanu bersama Disparbud terus berkoordinasi supaya pelaksanaannya sukes. Saat ini sudah tahapan pendaftaran peserta hingga 12 Mei nanti,” terangnya. “Harapan kami, tahun ini pemilihan Uyo dan Nanu tidak hanya menjadi ajang seremonial semata tapi benar- benar memilih duta pariwisata, putra dan putri terbaik daerah untuk bisa bersaing di tingkat provinsi ataupun di tingkat nasional,” jelasnya. Ketua Ikatan Uyo dan Nanu Bolmong, Ir Yudha Rantung, optimis pemilihan tahun ini berjalan sukses, dan hasilnya bisa diandalkan daerah. “Saya yakin dan percaya tahun Bolmong bisa mengutus peserta terbaik di ajang pemilihan Nyong dan Noni Sulut.” singkatnya. (zha/yok)

Daftar Calon Sementara Dapil IV PARTAI DEMOKRAT 1. 2. 3.

Marly Tumarar Heni Ondong Hendra Rey

PARTAI GOLKAR 1. 2. 3.

Abdul Kadir Mangkat SE Kisman Paputungan Masni Simbala

PAN 1. 2. 3.

Ahadin Mamonto Sri Nevi Yayubangkai Zainal Ansik

PDIP 1. 2. 3.

Mas’ud Lauma Haurianti Dungkalang Hajan Paputungan

PARTAI HANURA 1. 2. 3.

Taufik Damapolii Meiske Datu Lutmadi Tongkad

PARTAI GARINDRA 1. 2. 3.

Elviana Pandoh Hudri Mokodompit Ajoran Ansik

HALAMAN 14

Dapil 4 Pertarungan Juragan Emas Perang Finansial Warnai Perebutan 3 Kursi BOLMONG – Daerah pemilihan (dapil) 4 bisa disebut dapil neraka pada Pemilihan Legislatif (Pileg) 2014 mendatang. Di dapil yang hanya terdiri dari Kecamatan Lolayan itu bercokol nama- nama politisi kawakan. Itu bisa dilihat dalam Daftar Calon Sementara (DCS) yang sedang diverifikasi Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Bolmong (selengkapnya lihat grafis,red). Untuk Pileg 2014 men-

datang, di dapil 4 hanya tersedia 3 kursi. Sama seperti pada Pileg 2009 lalu. Yang saat ini lagi menikmati empuknya kursi anggota DPRD Bolmong dari dapil ini adalah Abdul Kadir Mangkat (Golkar), Ardiansyah Imban (PAN), dan Lutmadi Tongkad (Hanura). Namun pileg mendatang, persaingan akan semakin sengit bagi para pendatang baru, terlebih Ardiansyah Imban memutuskan maju ke DPRD provinsi. “Dapil empat memang di setiap pileg selalu menghadirkan persaingan yang sengit. Itu karena kursi yang diperebutkan hanya tiga, sedangkan caleg berlimpah,” kata pemerhati politik Lolayan, Nasir Ganggai. Tapi selain pertarungan

para figur yang punya nama besar di dunia politik, dapil 4 untuk Pileg 2014 mendatang menghadirkan persaingan lain yang menarik. Yakni pertarungan para juragan atau pengusaha tambang emas di Lolayan. Dari DCS yang diusulkan Partai Politik (Parpol), hampir semua partai besar menjagokan figur yang notabene adalah pengusaha tambang emas di wilayah itu. Golkar masih dengan incumbentnya Abdul Kadir Mangkat, pengusaha tambang emas ternama di Lolayan. PDIP tak mau kalah. Mereka mengusung Mas’ud Lauma. Selain tercatat sebagai Sangadi Tanoyan Utara, ia juga adalah pengusaha tambang emas yang sekarang sedang naik daun.

PARTAI NASDEM 1. 2. 3.

Rusdin H Mokoginta Kadir Dako Rayana Mokoginta

PKS 1. 2. 3.

Mahmudin Kobandaha Dahlan Manggo Hijira Langkun

PKB 1. 2. 3.

Ahmad Yani Tolat Rudy Satria Mandala Tenti Tulong

PPP 1. 2. 3.

Hi Marjan Mamonto Yuliandri Mokodongan ?

PBB 1. Masrut Sugeha SmH PKPI:?

IRGY/RADAR TOTABUAN

DITATA:Guna menambah peningkatan ekonomi di Lolak, pasar Lolak agar segera diperbaiki.

Iskandar Kamaru dan Syamsul Bahri Badu, kedua Calon Wakil Bupati Bolsel terlihat begitu akrab

DPRD Bolsel Gelar Paripurna Penetapan Cawabup Kamaru dan Badu Ditetapkan Calon Wabup

Penandatangan kesepakatan siap menang dan kalah oleh kedua Calon Wakil Bupati

Kadir Mangkat

“PAN juga demikian. Mereka mengusung Ahadin Mamonto yang merupakan Sangadi Bakan, dan dikenal pengusaha tambang emas sukses di desanya. Ini adalah sisi menarik dari pertarungan di dapil empat. Rata- rata parpol mengandalkan juragan emas,” ungkapnya. “Jadi sudah bisa dipastikan di dapil empat, akan terjadi perang finansial setiap calon. Peluang besar meraih kursi ada tiga partai besar tadi, PDIP, PAN dan Golkar. Meski memang incumbent Lutmadi Tongkad tidak bisa diremehkan,” terangnya. Data diperoleh, Dapil 4 atau Kecamatan Lolayan mengoleksi 15.792 pemilih sementara. Sehingga untuk mendapatkan kursi, caleg atau parpol harus meraup 5.264 suara. “Ini perhitungan sementara sambil menunggu Daftar Pemilih Tetap (DPT),” kata Sekretaris KPUD Bolmong, Ferry Kawuwung. (zha/yok)

Ratusan Hektar Sawah Kekeringan ADVERTORIAL

DEWAN Kabupaten (Dekab) Bolmong Selatan (Bolsel), Senin (29/4) kemarin sekira pukul 13.00 Wita, menggelar rapat paripurna penetapan Calon Wakil Bupati (Cawabup) Bolsel, untuk menggantikan posisi mendiang Samir Badu. Penetapan 2 (dua) cawabup ini masing-masing Iskandar Kamaru dan Syamsul Bahri badu, berlangsung di gedung DPRD Bolsel, yang dihadiri Bupati Bolsel Hi Herson Mayulu SIP, diwakili Sekda Tahlis Gallang SIP. Paripurna yang di pimpin Ketua DPRD Bolsel Abdul Razak Bunsal, didampingi dua Wakil Ketua Riston Mokoagow dan Abdi Gobel, berjalan dengan tertib. Setelah kedua cawabup ditetapkan sebagai calon, maka keduanya diminta untuk memaparkan apa yang menjadi visi dan misi mereka. Kedua kandidat ini masih berpegang pada visi dan misi Bupati terpilih, dan tinggal menam-

C M Y K

Kedua Calon Wakil Bupati Bolsel, Iskandar Kamaru dan Syamsul Bahri Badu

bah beberapa penjelasan dari penjabaran visi dan misi tersebut. Usai pemaparan visi dan misi, dilanjutkan dengan tanya jawab dengan para anggota dewan. Setelah beberapa sesi selesai, maka disepakati untuk paripurna penetapan Cawabup, akan dilaksanakan pada tanggal 10 Mei 2013 bulan depan. (eka/adv)

Suasana Rapat Paripurna Penetapan Calon Wakil Bupati Bolsel

Produksi Beras Bolmong Terancam BOLMONG - Upaya Pemkab Bolmong menggenjot hasil produksi beras tahun ini sedang terancam. Salah satunya disebabkan mengeringnya ratusan hektar sawah di Desa Tanoyan Utara dan Selatan, Kecamatan Lolayan. Fenomena itu membuat petani kesulitan melakukan penanaman, dan berpotensi mengalihfungsikan lahan sawah mereka menjadi perkebunan atau pemukiman. Sejumlah petani di dua desa itu mengaku kesulitan mendapatkan air untuk mengairi sawah. Penyebabnya, bendung di Tanoyan bersatu yang menjadi penopang untuk

distribusi air ke sawah tidak lagi mensuplai air, karena saluran yang panjangnya mencapai 1500 meter tertutup lumpur. “Akibatnya air tidak mengalir,” terang Uleng, petani setempat. Sangadi (kepala desa,red) Tanoyan Utara, Mas’ud H Lauma, membenarkan kondisi bendung yang sulit mengairi persawahan petani. “Benar, saluran air dari bendung dipenuhi lumpur, tidak ada air yang mengalir ke persawahan. Agar bendung normal dan bisa mengairi sawah, harus dilakukan pengerukan lumpur yang ada,” kata Lauma. “Perswahan di Tanoyan bersatu merupakan penopang terbesar produksi beras di Kecamatan Lolayan. Kami berharap pemkab segera memberikan solusi atas permasalahan ini,” pintanya. Kepala Dinas Pertanian dan Peternakan (Dispertanak) Bolmong, Ir Taufik Mokoginta,

Taufik Mokoginta mengatakan untuk masalah pengairan terutama irigasi, tanggungjawabnya Dinas Pekerjaan Umum dan Sumberdaya Air (PU dan SDA). “Ada pembagian tanggungjawab antara Dispertanak dan PU. Tapi kita tetap lakukan peninjauan lokasi,” singkat Taufik. (zha/yok)

Desa Banjir Duit BOLMONG – Ini kabar gembira bagi 1722 aparat desa di Bolmong. Ribuan aparat yang tersebar di 198 itu segera mencicipi dana Tunjangan Penghasilan Aparat Pamong Desa (TPAPD) triwulan I tahun 2013. Pemkab Bolmong memastikan pencairan TPAPD dilakukan pekan ini juga. “TPAPD triwulan satu dalam proses pencairan di Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan Daerah (DPPKAD). Minggu ini juga sudah disalurkan kepada aparat desa melalui rekening masing-masing,” ujar Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa (BPMD) Bolmong, Wahid Mangkat, Senin (29/4) kemarin.

Sangadi (kepala desa,red) akan mendapat Rp1.250.000 per-bulan. Sekertaris Desa (Sekdes) sebesar Rp1 juta, Kaur dan Kadus sebesar Rp750 ribu. “Dalam pencairan tidak ada pungutan atau biaya administrasi lainya. Jadi aparat menerima pembayaran tiga bulan sekaligus,” pungkasnya. Sementara itu Kepala DPPKAD Bolmong Amrie Arif SE, mengatakan dana TPAPD triwulan I akan keluar dari kas daerah hari ini. “Selasa besok (hari ini, red) dicairkan. Total anggaran yang tertata di Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) 2013 dan Alo-

wahid mangkat kasi Dana Desa (ADD) sebesar Rp30.830.000.000. Jumlah itu dibagi tiap per triwulan,” singkat Arif. (zha/yok)


RADAR TOTABUAN SELASA, 30 APRIL 2013

MISI MUSTAHIL ....

Sambungan dari Halaman 1

berat, tapi tidak sama sekali mustahil. Tak ada yang menyangka sewaktu Barcelona digebuk sampai 0-4 oleh Bayern Munich di Allianz Arena pekan lalu. Begitu pula ketika sehari kemudian Real Madrid ditekuk klub Jerman yang lain, Borussia Dortmund, juga dengan empat gol -walaupun berbalas satu: 1-4. Membalas kekalahan telak itu sungguh bukanlah perkara

AWAS PENIMBUN ....

Sambungan dari Halaman 1

lebih membebani anggaran negara untuk menanggung biaya subsidi. “Untuk itu menindaklanjuti hal ini. Kami di daerah hanya bisa mengawasi jangan sampai terjadi aksi borong yang dapat mengakibatkan terjadi kelangkaan BBM di daerah,’’ ujar Hamzah, seraya mensinyalir hal

GAJI POKOK ....

Sambungan dari Halaman 1

tahun 2013 ini akan segera dinikmati. Pencairan kenaikan gaji ini dirapel dalam 4 bulan dari Januari-April 2013, karena aturannya baru diteken April 2013. Kenaikan gaji pokok ini tertuang dalam Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2013. Kebijakan ini untuk meningkatkan daya guna dan hasil guna, serta kesejahteraan PNS. Dalam PP yang telah ditandatangani oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) pada 11 April 2013 itu disebutkan, ketentuan gaji pokok baru PNS yang merupakan perubahan ke-15 atas Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun

1 MEI LIBUR ....

Sambungan dari Halaman 1

Pekerja Indonesia (KSPI), Konfederasi Majelis Pekerja Buruh Indonesia (MPPI), Konfederasi Serikat Buruh Sejahtera Indonesia (KSBSI),Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) dan Kongres Aliansi Serikat Buruh Indonesia. Pengumuman resmi itu akan disampaikan Presiden saat pertemuan dengan pimpinan serta pekerja PT Maspion dan PT Unilever di Surabaya, Jawa Timur. “Beliau juga sampaikan tentang empati. Beliau katakan beliau juga dari keluarga miskin, tentu empati dan hati bisa rasakan bersama masyarakat miskin, termasuk di dalamnya buruh,” tandas Said. Menjelang peringatan Hari Buruh Sedunia, Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) meminta para pekerja dan buruh tidak melakukan unjukrasa anarkis. Ia mempersilakan buruh unjukrasa, tapi dalam kori-

PILWABUP BOLSEL ....

Sambungan dari Halaman 1

Kamaru akan dipilih untuk menggantikan mendiang Samir Badu. Usai penetapan cawabup, dilanjutkan dengan penyampaian visi misi dan tanya jawab dengan anggota DPRD. Menurut Ketua DPRD, Abdul Razak Bunsal penetapan keduanya, setelah tahapan verifikasi berkas melalui Panitia Khusus (Pansus) pemilihan telah lengkap, maka DPRD langsung memparipurnakan.

CUKUP TIGA ....

Sambungan dari Halaman 1

Islam. Lebih pada jihad dengan cara radikal. Tak sedikit pula anggota JI yang kecewa dan memilih keluar dari jamaah itu. Adik kandung Ali Imron, terpidana mati Bom Bali ini mengaku, selama bergabung di JI, ia mengajari banyak pengikut aliran itu belajar merakit bom. Hanya waktu tiga jam untuk mengajari seorang awam alias sama sekali tak mengerti merakit bom. Namun, ukuran bom itu hanya seberat 5 kilogram dengan daya ledak hingga 800 meter. Membuat bom menurut dia, sangat mudah. Apalagi bahannya tak susah diperoleh. Walau dulu dia termasuk salah seorang

mudah. Sebab terbesarnya, ini sudah di level semi final. Secara mental tim-tim peserta sudah lebih teruji karena telah melakoni turnamen dari bulan September. Bayern dan Dortmund pun sudah menjadikan Liga Champions sebagai fokus utama menjelang berakhirnya segala kompetisi di Eropa musim ini. Bayern sudah memenangi titel Bundesliga dan Dortmund telah menerimanya, bahwa mereka gagal mempertahankan gelar yang dikuasainya dalam dua tahun terakhir itu. Sedikit berbeda dengan dua

rival mereka, Barca belum pasti juara La Liga, dan Madrid masih mungkin mengejar musuh besarnya itu. Jarak sembilan poin memang terbilang besar, tapi sisa lima pertandingan masihlah banyak untuk Madrid. Paling tidak, Sergio Ramos dkk. pasti tak mau melihat El Barca berpesta lebih awal. Lalu, apa yang membuat Madridista dan Barcelonistas tetap menyimpan asa bahwa timnya akan mendapatkan “sesuatu” yang kemudian menjadikan mereka mampu balik mengalahkan Bayern dan Dortmund dengan skor telak

juga, dan akhirnya membawa mereka lolos ke final? Boleh jadi salah satunya adalah kemampuan kedua klub elite Spanyol itu memetik kemenangan dengan skor besar. Di La Liga, pertanyaan setiap pekan untuk Madrid dan Barca bukanlah menang atau tidak, tapi menang dengan jumlah gol berapa. Madrid di musim ini sudah mencetak 132 gol dari total 54 pertandingan. Artinya, rata-rata mereka mampu membuat 2,4 gol per game. Di musim sebelumnya bahkan lebih produktif lagi: menghasilkan 161 gol dari

tersebut sudah mulai terjadi. Terkait kenaikan harga kebutuhan pokok menjelang kenaikan harga BBM bersubsidi, Disperindagkop Kotamobagu tetap melakukan pemantauan di sejumlah pasar tradisional. Dimana, kata Hamzah, pemantauan harga saat ini terus dilakukan, kendati belum mendengar informasi apakah sudah ada

harga yang dinaikkan oleh pedagang. “Saya belum mendengar jika sudah ada kenaikan harga. Tapi jika memang sudah mulai ada kenaikan harga kebutuhan pokok tapi belum melampaui batas, atau masih dikisaran 10 persen itu masih wajar,” ujar Hamzah. Pihaknya akan tegas, jika harga terus melonjak tajam dan melampaui batas kemampuan konsumen,

dengan melakukan inspeksi mendadak. “Hal ini selain agar kenaikan harga terkendali, juga agar pedagang tidak melakukan penimbunan,” kata mantan Kepala Bagian Ekonomi Setda Kotamobagu ini. Selain sembako, pihaknya juga akan memantau apabila ada spekulan yang menimbun BBM, akan ditindak dengan tegas. (man/cep)

1977 itu berlaku pada tanggal 1 Januari 2013. Dikutip dari situs Sekretariat Kabinet (Setkab), Senin (29/4) kemarin, PP tersebut berlaku mulai pada tanggal diundangkan, yaitu 11 April 2013. Artinya, ada kemungkinan gaji pada bulan Januari, Februari, Maret, akan dirapel hingga bulan April mendatang, yang diterima PNS pada Mei mendatang. PP ini sendiri berlaku mulai sejak tanggal diundangkan, yaitu 11 April 2013. Dengan demikian, jumlah kenaikan gaji sejak Januari hingga April akan dirapel dan akan diterima PNS pada Mei mendatang. Dalam lampiran PP itu disebutkan, gaji pokok terendah PNS (Golongan I/a

masa kerja 0 tahun) adalah Rp 1.323.000. Jumlah ini naik dibanding sebelumnya yang berjumlah Rp 1.260.000. Sementara itu gaji pokok PNS tertinggi (Gol IV/e masa kerja 32 tahun) adalah Rp 5.002.000. Sebelumnya golongan ini mendapatkan gaji sebesar Rp 4.608.700. Dengan kenaikan tersebut, maka gaji pokok tertinggi PNS Golongan I (I/d masa kerja 27 tahun) adalah Rp 2.777.200. Naik dari sebelumnya yang berjumlah Rp 2.122.700. Gaji pokok terendah PNS Golongan II (II/a masa kerja 0 tahun) adalah Rp 1.714.100 dari jumlah sebelumnya Rp 1.624.700. Sedangkan tertinggi un-

tuk PNS Golongan II (II/d masa kerja 33 tahun) adalah Rp 3.238.000 dari jumlah sebelumnya Rp 2.984.600. Adapun gaji pokok terendah PNS Golongan III (III/a masa kerja 0 tahun) adalah Rp 2.2.186.400 dari numlah sebelumnya Rp 2.064.100. Gaji tertinggi untuk PNS Golongan III (III/d masa kerja 32 tahun) adalah Rp 4.066.100 dari jumlah sebelumnya Rp 3.742.800. Sementara itu gaji terendah PNS Golongan IV (IV/a masa kerja 0 tahun adalah Rp 2.580.500 dari sebelumnya 2.486.200. Terakhir untuk tertinggi (Golongan IV/e masa kerja 32 tahun) adalah Rp 5.002.000 dari jumlah sebelumnya Rp 4.608.700. (jpnn/yok)

dor tertib dan sesuai aturan. “Saya kira semua sepakat unjukrasa buruh itu tertib. Tidak merusak. Saya senang. Itulah demokrasi. Boleh ada ekspresi ada sesuatu yang ingin dikritikkan pada pemerintah tapi tertib. Kalau anarkis membawa masalah bagi semua,” ujar Presiden saat menyambut kedatangan sejumlah perwakilan serikat buruh di Istana Negara, Jakarta, Senin (29/4). Selain itu, Presiden berharap, jika ada masalah yang dirasakan oleh buruh dan pekerja, dapat disampaikan melalui forumforum terbuka pada pemerintah. Melalui diskusi dan dialog. Saat ini, kata dia, pertumbuhan ekonomi di Indonesia semakin membaik. Oleh karena itu pemerintah berharap juga dapat memenuhi rekomendasi dari serikat pekerja yang selama ini disuarakan. “Kita ingin kesejahteraan para pekerja ke depan makin baik. Tidak adil, ekonomi tumbuh tinggi, industri berkembang baik,

para pekerjanya jalan di tempat. Oleh karena itu dengan kemampuan dunia usaha kita dan ekonomi di negeri ini, maka semangat dan komitmen semua pihak harus terus meningkatkan kesejahteraan pekerja kita,” sambungnya. Presiden mengatakan ia akan memperingati Hari Buruh, Rabu (1/5) mendatang, dengan mengadakan kunjungan di Jawa Timur. Dalam hal ini, Presiden akan mendatangi sejumlah industri dan mengadakan dialog dengan pimpinan perusahaan serta pekerja. Kapolri Jenderal Timur Pradopo menyatakan pihaknya siap mengamankan peringatan Hari Buruh yang akan jatuh pada Rabu mendatang (1/5). Ia berharap dalam peringatan ini, para buruh yang berunjukrasa tetap melaksanakannya dengan tertib. Ibukota DKI Jakarta, tuturnya, menjadi salah satu prioritas pengamanan dari pihak kepolisian. “Ini kan kita laksanakan setiap tahun ya kan. Ibukota

saya kira merupakan bagian yang prioritas ya karena dari segi jumlah tiap tahun juga sangat meriah tapi sekali lagi mohon untuk bisa tertib kemudian polisi akan mengamankan,” ujar Kapolri di kompleks Istana Negara, Jakarta, Senin (29/4). Saat Hari Buruh nanti, Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono akan bertolak ke Jawa Timur. Presiden akan memperingatinya bersama para buruh di provinsi itu. Timur menyatakan, jajarannya sudah menyiapkan pengamanan saat kedatangan Presiden nanti. Selain itu, Timur pun mengimbau agar para pengunjukrasa di berbagai wilayah tidak melakukan aksi yang merugikan masyarakat penggunakan jalan lainnya. Seperti pemblokiran jalan. “Saya kira kegiatan Beliau setiap Mei pasti bertemu dengan masyarakat khususnya para pekerja, buruh dan itu juga obyek yang diamankan,” tandas Timur. (jpnn/yok)

“Berkas keduanya telah dinyatakan lengkap dan memenuhi syarat,” jelas Bunsal, kemarin. Senada dikatakan Ketua Pansus Pemilihan, Sultan Zukarnaen, bahwa penelitian berkas keduanya termasuk surat rekomendasi pengurus pusat partai pengusung telah dikantongi kedua calon. “Pansus telah bekerja dan kami berkesimpulan berkasnya lengkap dan memenuhi syarat,” tegas Sultan. Sementara itu, dalam penyampaian visi misi kedua kandidat

Wabup, baik Iskandar Kamaru dan Syamsul Badu menyatakan visi misi mereka hanya melanjutkan pemerintahan yang sudah ada. “Visi misi daerah sudah ada dan tinggal melanjutkan visi bupati, yakni terwujudnya Kabupaten Bolsel, yang religius, berbudaya, maju dan sejahtera. Dan jika saya terpilih maka tugas saya tinggal melanjutkan apa yang seharusnya menjadi tugas dan tanggungjwabab sebagai wakil bupati,”tutur Kamaru. Hal senada juga di-

katakan Kepala Inspektorat Syamsul Badu, bahwa jabatan wakil bupati adalah membantu tugas seorang bupati. “Beliau adalah user semua kebijakan tentu harus berkoordinasi dengan beliau. Untuk visi dan misi kita tinggal melanjutkan apa yang sudah menjadi visi dan misi daerah saat ini,” terang Badu. Sementara itu, dari kesimpulan paripurna penetapan cawabup, untuk paripurna pemilihan disepakati akan dilaksanakan pada tanggal 10 Mei 2013 nanti. (eka/oni)

sindikat terorisme, namun selama bergabung dengan JI dan dia mengamati pergerakan kelompok itu dinilainya telah melampaui batas. Cara yang dilakukan JI, tak sepaham dengan Fauzi. Menurut dia, banyak anggota JI yang tak mengetahui inti “perjuangan”. Misalnya, dengan doktrin jihad, lalu sang eksekutor menaruh bom di tempat umum kemudian diledakkan. Target utama tak kena, malah banyak korban jiwa yang melayang dari kalangan tak berdosa. Dari korban itu bahkan sebagian adalah anak kecil. Selain itu, ada pula anggota jaringan terorisme yang mengumpulkan dana dengan cara merampok. Sejumlah orang berduit

di negeri ini dirampas hartanya. Setelah mengumpulkan sejumlah uang, dana itu yang digunakan untuk membeli material bom. Selanjutnya merakit dan merencanakan pengeboman di suatu daerah. Yang lebih keji lagi, sambung saudara Amrozi ini, ketika teroris meledakkan bom di Indonesia, mereka tak mengakui siapa yang mengebom. Akhirnya ada sejumlah pihak yang tertuduh. “Dalam jihad itu tak boleh diam-diam, harus ada pemimpin yang bertanggung jawab. Kemudian menjelaskan bahwa mereka yang mengebom. Itu baru jihad yang sesungguhnya,” jelas dia. Ali Fauzi menuturkan, pada 2001 dia sudah mulai me-

ninggalkan JI. Bahkan ia mendorong sebagian anggota JI untuk menyuarakan menghentikan operasi jihad yang dinilai melenceng dari syariat Islam. Saat Bom Bali I Oktober 2002, ia sudah tak lagi bergabung dengan JI. Ia memilih mundur dan keluar dari anggota Jamaah Islamiyah (JI), lantaran sudah tak sesuai ideologinya. Kini dia menjadi dosen di Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiah, Lamongan. Meski sudah keluar dari JI, pengalamannya bisa merakit sebuah bom tak pernah hilang dari ingatan. Namun pengalamannya itu kini lebih untuk kedamaian, mengajarkan kebaikan bagi semua orang, serta memberantas terorisme. (jpnn/ ryo)

HALAMAN 15 58 pertandingan kompetitif, atau rata-rata 2,7 gol per game. Maka dari itu, ditambah lagi bermain di kandang sendiri pada Selasa malam atau Rabu (1/5) dinihari, fans Los Blancos tentu berharap Cristiano Ronaldo dkk. bisa bermain setajam yang mereka mampu untuk bisa menang minimal 3-0. Skor itu terdengar “tidak sulit” buat tim sekelas Madrid. Galatasaray saja bisa dikalahkan dengan skor itu di Bernabeu, di leg pertama babak perempatfinal. Tapi, supaya suporternya lebih yakin, situs mereka pun sampai menurunkan sebuah cerita lawas tentang pengalaman comeback luar biasa Madrid. Tulisan itu berjudul “Historical comebacks (I): Real Madrid 5-1 Derby County”. Dikisahkan, di pertandingan pertama babak 16 besar Piala Eropa musim 1975/1976, Madrid dibekap klub Inggris, Derby County, dengan skor 1-4. Apa yang mereka dapatkan di leg kedua? Madrid menang 5-1 (!) dan mereka unggul 6-5 secara agregat. Apakah Dortmund bisa di-derby-county-kan oleh Madrid? Itu perkara lain. Semua jawaban akan diketahui

setelah menit ke-90, Rabu (1/5) dinihari nanti. Tapi kalau itu ditanyakan pada fans Dortmund, mungkin mereka masih bisa tersenyum menjawabnya. “Ah, di babak grup saja mereka cuma bisa bermain imbang dengan kami.” Faktanya memang begitu. Di pertemuan pertama kedua tim di fase grup, Dortmund menang 2-1 di Signal Iduna Park, lalu menahan Madrid 2-2 di Bernabeu -sebelum menghempaskannya lagi dengan skor yang lebih telak di kandang sendiri. Bagaimana dengan Barcelona, apakah bisa mengalahkan Bayern Munich sampai 5-0? Biarpun misinya sedikit “lebih berat” ketimbang Madrid, tapi perasaan pendukung Azulgrana mungkin sama: berharap sekaligus pasrah. 5-0 terdengar lebih “wow” ketimbang misi “3-0” milik Madrid. Tapi sekali lagi, mungkin tidak mustahil sama sekali. Contoh yang masih hangat adalah pencapaian mereka di babak 16 besar lalu. Kalah 0-2 di San Siro, Lionel Messi cs. Mampu memukul balik AC Milan di Camp Nou dengan skor 4-0.

Ada sedikitnya dua contoh lain yang bisa diharapkan fans Barca. Di perempatfinal Liga Champions musim 2009/2010, tim mereka cuma bermain 2-2 di markas Arsenal, tapi di leg kedua menang telak 4-1 di Catalan. Musim 2008/2009 adalah contoh paling cocok untuk keadaan ini. Bertemu Bayern di babak delapan besar, Barca menang telak 4-0 di Camp Nou. Mereka pun lolos ke semifinal setelah bermain 1-1 di leg kedua. Dan di musim itu Carles Puyol dkk. keluar sebagai juara. Dari kebiasaan Barca menang telak itu, apakah misi “5-0” tidaklah mustahil? Jika ditanyakan pada pendukung Bayern Munich, mereka bisa jadi akan sedikit tersinggung. Sejujurnya mereka berhak dengan lantang menjawabnya dengan kalimat seperti ini: “Tim kami sudah juara jauh-jauh hari, baru kalah satu kali di liga, telah menghasilkan 90 gol dari 31 pertandingan, dan kami menang 14 kali berturut-turut. Anda pasti tidak ingat, kapan terakhir kali Barca menelan kekalahan 0-4 bukan? Lalu sekarang kalian berpikir kami akan kalah 5-0?” (dtc/ryo)

UNGKAP OTAK ....

melengkapi berkas para tersangka,” tambah Iver. Dalam peristiwa yang berlanjut hingga di Desa Moyag itu, sejauh ini polisi sudah menetapkan 4 (empat) tersangka termasuk mantan Sangadi Moyag Induk, RM alias Rusmin yang kini masih mendekam di tahanan Mapolda Sulut. Keberadaan 4 tersangka di Mapolda Sulut itu dibenarkan Kapolda Brigjen Pol Dicky Attotoy ketika dikonfirmasi kemarin melalui Kabid Humas Polda Sulut, AKBP Denny Adare. Menurutnya, 4 tersangka itu masih berada di tahanan Polda untuk pemeriksaan lebih lanjut. “Untuk sementara waktu empat warga Moyag masih berada di tahanan Polda,” terangnya. Sementara itu, dalam kasus yang berawal dari pergantian sangadi (kepala desa,red) itu, sejumlah warga Moyag menyesalkan sikap Dekot dan Pemkot Kotamobagu yang menurut sebagian warga dua pihak itu tak mampu menampung aspirasi warga Moyag saat berada di Dekot hingga membuat warga marah. “Sampai akhirnya terjadi hal seperti ini,” kata Abdurahman Mamonto, warga Moyag Induk.

Senada dikatakan Herdi Mamonto. “Saya pikir kalau penyampaian aspirasi mampu ditangani oleh Dekot, setidaknya ada solusi yang dijelaskan maka tidak terjadi salah paham. Apalagi sudah beberapa kali warga datang di Dekot,” terang Herdi. Att Tunggil warga lainnya meminta persoalan ini tak dibiarkan Pemkot Kotamobagu. “Jangan ada kesan pembiaran dari pemerintah, harusnya berbagai macam formula dilakukan pemerintah untuk bisa meredam permasalahan,” tegas Att. Kasat Reskrim Polres Bolmong, AKP Iver Son Manossoh SH, menambahkan dalam kasus tersebut para tersangka diduga melakukan berbagai pelanggran hukum. Seperti pelanggaran pasal 160 KUHP dan Pasal 170 KUHP yakni menghasut orang lain dan bersama-sama melakukan tindak pidana kekerasan terhadap orang atau barang. “Mereka diancam dengan pidana penjara paling lama enam tahun untuk pelanggaran pasal 160 KUHP. Sedangkan pelanggaran pasal 170 KUHP diancam dengan pidana penjara paling lama lima tahun enam bulan,” katanya. (mg1/war/ fan/yok)

April 2013 memutuskan bahwa berdasarkan Peraturan KPU Nomor 2 Tahun 2013 (PKPU No 2/2013) pasal 39 ayat 1, tentang seleksi anggota KPU Propinsi dan Kabupaten/Kota, dalam hal tahap pendaftaran, jumlah pelamar kurang dari 30 orang, maka waktu penerimaan pendaftaran diperpanjang selama tujuh hari. “Berdasarkan peraturan ini, jumlah pendaftar untuk calon anggota KPU Bolsel, sampai pada penutupan pendaftaran pada 26 April pukul 17.00 Wita, hanya

berjumlah 27 pendaftar. Sehingga, Timsel memutuskan untuk memperpanjang pendaftaran sesuai aturan yang ada,” terang Hattani. Personel Timsel, Nasir Katong SH MH menambahkan, setelah timsel melakukan rapat pleno untuk perpanjangan pendaftaran, maka terhitung mulai 27 April hingga 3 Mei 2013, pendaftaran diperpanjang dan ditutup pada pukul 11.00 Wita. “Keputusan ini diambil sesuai aturan dan diputuskan dalam rapat pleno timsel,” jelasnya. (eka/oni)

memasang gambar yang sangat vulgar,” kata Tamara. Ketika account-nya kembali berhasil dikuasai, Tamara langsung bertindak cepat. Janda cantik ini menghapus gambargambar tidak senonoh yang di-tweet-kan sebelumnya. Tak hanya itu saja, wanita kelahiran Bandung 25 Desember 1974 ini telah mengirimkan bukti-bukti kasus pembajakan account-nya ke pihak kepolisian. Ia berharap, sang pelaku segera

bisa tertangkap. “Saya sudah menyerahkan semua bukti-bukti, termasuk link gambar tersebut. Mudahmudahan pelakunya cepat terungkap,” harap Tamara. Sejak bermain di film Air Terjun Pengantin, Tamara kerap tampil dengan pose-pose foto menantang. Terakhir, ia kembali bermain di film Air Terjun Pengantin Phuket garapan Rizal Mantovani. Film untuk dewasa ini penuh dengan adegan laga. (rm/har)

Sambungan dari Halaman 1

dalam kericuhan di kantor Dekot Kotamobagu dan Desa Moyag, dihadirkan dalam rekonstruksi peristiwa, Senin (29/4) kemarin. Reka ulang peristiwa dilakukan di Kantor Dekot Kotamobagu sekitar pukul 17.00 wita. Dengan pengawalan ketat aparat Polres Bolmong, puluhan warga itu memperagakan berbagai aksi yang dilakukan saat penyampaian aspirasi Rabu (24/4) lalu yang berakhir ricuh. Dalam reka ulang tersebut, terlihat 20 adegan bagaimana warga melakukan pengrusakan di dalam Kantor Dekot. Merusak fasilitas kantor, dan merusak pepohonan di halaman kantor. Kasat Reskrim Polres Bolmong, AKP Iver Son Manossoh SH, yang memimpin langsung reka ulang itu menjelaskan, rekonstruksi dilakukan untuk memperjelas peristiwa yang terjadi, Rabu (24/4) lalu. Ini untuk kepentingan penyidikan kasus. “Kami melakukan ini untuk kepentingan peyidikan,” ungkapnya. “Posisi serta peran yang kita dapat dalam rekonstruksi itu akan digunakan untuk

REKRUTMEN CALON ....

Sambungan dari Halaman 1

dimana baru ada 27 pendaf-

tar yang memasukan berkas. Sehingga, Timsel melalui rapat pleno, memutuskan akan memperpanjang pendaftaran untuk calon anggota KPU. Ketua Timsel Bolsel, Rante Hattani SPd MSi saat dikonfirmasi menjelaskan sesuai hasil keputusan rapat tim seleksi calon anggota KPU Bolsel, Nomor 07/TIMSEL-KPU/BOLSEL/2013, pada tanggal 27

MEN-TWEET ....

Sambungan dari Halaman 1

Bleszynski. Imbas di-hack, account Twitter @tamara_blesz miliknya men-tweet foto-foto vulgar, Rabu lalu. Tamara mengonfirmasikan sendiri jika account-nya memang telah dibajak. Ia kemudian berkicau soal kejanggalan yang dilakukan account-nya. “Teman2, td mlm account sy di-hack dan hacker tersebut

“SEKARANG PINGGANG TIDAK SAKIT LAGI”

“MUNGKIN karena lelah bekerja, saya sering sakit pinggang. Sudah 2 tahun saya merasakan keluhannya, tidak nyaman sekali rasanya,” cerita Agustina Larage atau yang akrab disapa Tina. Seringkali berobat, namun keluhannya tetap terasa membuat ibu rumah tangga ini akhirnya tertarik mencoba pengobatan yang alami, “karena tidak sembuh-sembuh, akhirnya saya berpikir cara lain, kebetulan saya mengetahui informasi tentang Gentong Mas dan tertarik untuk mencoba. Ternyata, pilihan saya memang tepat. Saya sudah merasakan manfaatnya setelah habis kotak keempat.” Terang wanita berusia 52 tahun itu. Mahalnya pengobatan konvensional serta ketakutan terhadap efek samping yang ditimbulkan oleh obat ini, menjadikan masyarakat banyak beralih ke pengobatan herbal. Alhasil, obat herbal pun menjadi tumpuan harapan bagi pasien dengan berbagai keluhan penyakit. Di berbagai negara, hal ini dikenal sebagai “gelombang hijau baru” atau new green wave. Gerakan ini berupaya menggunakan kembali bahan-bahan yang didapat dari alam. Dengan bahan baku utama Gula Aren dan Habbatussauda (Jintan Hitam), Gentong Mas kini hadir sebagai minuman herbal yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Kini, setelah 2 bulan minum Gentong Mas, ia merasakan kondisinya sudah jauh membaik, “Saya bersyukur sekali, sekarang pinggang tidak sakit lagi.” Jelas ibu 3 orang anak yang tinggal di Lingkungan 3, Sumompo, Manado, Sulawesi Utara tersebut. Setelah merasakan manfaat Gentong Mas, kini ia tidak segan-segan untuk berbagi pen-

galaman sehatnya dengan yang lain, “Mudah-mudahan pengalaman saya ini bisa bermanfaat bagi orang lain.” Pungkasnya. Habbatussauda yang dikandung Gentong Mas dapat meningkatkan jumlah sel-sel T, yang baik untuk meningkatkan sel-sel pembunuh alami. Dengan demikian, mengkonsumsi Habbatussauda dapat meningkatkan kekebalan tubuh. Unsur Thymohydroquinone dalam Habbatussauda dapat mencegah terjadinya radang (inflamasi) pada sendi. Habbatussauda pun dipercaya dapat mengurangi radang (bengkak) dan arthritis (bengkak sendi). Sedangkan Gula Aren selain rasanya yang manis dan lezat, banyak mengandung nutrisi yang dibutuhkan tubuh diantaranya Riboflavin yang berfungsi membantu pembentukan antibodi, energi, memperbaiki kerusakan sel saat proses produksi energi, dan memperbaiki jaringan sistem pencernaan. Selain itu, Ascorbic Acid dalam Gula Aren bermanfaat untuk memperkokoh tulang dan sendi serta sebagai antioksidan dan penangkal radikal bebas. Untuk hasil maksimal, dianjurkan untuk berolahraga, kontrol makanan yang dikonsumsi dan banyak minum air putih, sekitar 8 gelas sehari. Manfaat yang hebat bagi kesehatan dan rasa yang lezat membuat semakin banyak masyarakat mengkonsumsi Gentong Mas. Untuk informasi lebih lanjut silahkan kunjungi www.gentongmas.com. Bagi Anda yang membutuhkan Gentong Mas bisa didapatkan di apotek/ toko obat terdekat atau hubungi: Kotamobagu : 082188648060. Bolmong, Boltim, Bolsel: 081356411784 Bolmut: 085399652745 Depkes: P-IRT:812320501114


“Menjadikan Sebagai Pusat Pertumbuhan Ekonomi Regional Menuju Masyarakat Sejahtera, Sehat, Cerdas, Dan Berbudaya”

RADAR TOTABUAN SELASA, 30 APRIL 2013

ART: GUFRAN

HALAMAN 16

1.982 Siswa Siap UN SD Dikpora Koordinasi dengan Provinsi

Sa’ir Lentang

KOTAMOBAGU Pelaksanaan Ujian Nasional (UN) tingkat Sekolah Dasar serentak akan dilaksanakan pada 6 Mei pekan

depan. Menghadapi UN tersebut, Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) mulai mem-

persiapkan pelaksanaan agenda tersebut seraya berharap pelaksanaan ujian akhir akan berjalan lancar. “Mudah-mudahan pelak-

sanaan ujian akhir sekolah tingkat SD ini tidak ada keterlambatan lagi seperti pelaksanaan UN tingkat SMA,” ujar Kepala Disdikpora, Drs. Sa’ir Lentang, MAP menanggapi persiapan UN SD. Menurut Sa’ir, meski pihaknya sudah siap, namun untuk teknis pelaksanaan tetap akan menunggu pihak Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Utara (Sulut). “Terutama teknis penyaluran naskah soal dan lembar jawaban,”tutur Lentang. Lebih lanjut, kata Lentang, terkait jumlah peserta pada tahun ajaran 2012/2013 ini sebanyak 1.982 siswa. Mereka berasal dari 74 sekolah dasar negeri, swasta dan madrasah ibtidaiyah (MI) yang tersebar di Kotamobagu. “Adapun jumlah SD negeri di Kotamobagu sebanyak

F-DOKUMEN

SD: Pekan depan giliran siswa SD yang akan mengikuti Ujian Nasional (UN). Saat ini pihak dikpora sedang mempersiapkan segala sesuatunya sambil berkoordinasi dengan provinsi.

63 dan SD swasta dan MI berjumlah 11 sekolah,” ungkap Lentang merinci. Terkakhir Sa’ir mengimbau kepada kepada para siswa SD yang akan mengikuti ujian untuk menyiapkan diri untuk menghadapi UN nanti. Dan untuk orangtua dan wali murid, pihaknya berharap agar selalu mendampingi anaknya.

Bukan hanya masalah penguasaan materi saja, tapi juga aspek- aspek lain yang akan mempengaruhi kinerja anak. “Selain persiapan mental anak, orangtua harus memperhatikan kesehatan anaknya,” pungkas mantan plt Badan Pemberdayaan Masyarakat Desa (BPMD) Kotamobagu ini. (man/ cep)

Bantuan Studi PSKGDJ Belum Cair Dilakukan Secara Berkala

KOTAMOBAGU - Koordinator Mahasiswa Universitas Negeri Manado (Unima) kelas Kotamobagu untuk program Pendidikan Sarjana Kependidikan bagi Guru Dalam Jabatan (PSKGDJ), Robinson Manery, menepis isu yang berkembang saat ini bahwa dana bantuan studi dari Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Utara (Sulut), sudah dicairkan. Menurutnya, informasi yang ia peroleh dari Dinas Pendidikan Provinsi, saat ini untuk wilayah Bolaang Mongondow (Bolmong) raya belum ada pencairan. “Karena memang masih dalam proses. Perlu

juga dipahami bahwa ini bukan beasiswa, tapi dana bantuan dari pemerintah pusat, melalui dinas Pendidikan Provinsi. Dan hal itu disampaikan Pembantu Rektor (PR1) Unima saat kuliah umum beberapa waktu lalu,” kata Manery, Senin (29/4) kemarin. Lanjut Manery, saat ini dirinya masih terus melakukan pressure, agar bantuan tersebut segera dicairkan kepada mahasiswa. “Saat ini saya sebagai koordinator mahasiswa Kotamobagu masih terus memback up bantuan tersebut ke Dinas Pendidikan Provinsi, agar segera dicairkan, karena didaerah daerah lain,itu sudah dicairkan.” Ia juga menghimbau kepada seluruh mahasiswa jika belum paham terkait adanya bantuan tersebut, langsung saja menemui Dinas Pendidikan Provinsi.

Robinson Manery “Biar semuanya jelas. Saya sebagai koordinator hanya membantu mahasiswa dalam proses pengurusan akademik. Jadi saya harap seluruh mahasiswa dapat bersabar.” Ditambahkannya, bagi mahasiswa yang sudah jarang mengikuti perkuliahan, tidak akan lagi mendapat bantuan studi tersebut. ”Karena bantuan itu dikhususkan bagi para mahasiswa yang aktif mengikuti perkuliahan,” pungkas Manery, yang kesehariannya juga berprofesi sebagai guru di SDN Sia’. (mg4*/cep)


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.