Radar Totabuan 30 Januari 2013

Page 1

Koran

No.1

WUJUDKAN

di

BOLMONG RAYA

P-BMR

ECERAN: Rp 3.000,-

NOMOR 1339 TAHUN: V

RABU 30 JANUARI

e-mail redaksi: radar_totabuan@yahoo.com e-mail iklan: iklanradartotabuan@yahoo.com

TAHUN 2013

ART: GUFRAN

DPRD Bakal

Interpelasi Bupati

Bolmut Tiga Fraksi Kompak, Minus F-PAN

BOLMUT - Ketersinggungan legislator soal pernyataan Bupati Drs Hi Hamdan Datunsolang MM, yang menuding

WANDA HAMIDAH

URIN Negatif tapi… DEDY Eka heran sampai sekarang Wanda Hamidah, keponakannya tersebut belum dibolehkan pulang. Padahal, berdasarkan hasil tes urine, Wanda t i d a k terbukti sebagai pengguna narkoba. Ia juga menyayangkan tindakan Baca URIN .... HAL:15

DPRD telah menggagalkan rencana pembangunan ruas jalan dua jalur menghubungkan Desa Buko dan Tontulow di Kecamatan Pinogaluman, berujung masalah. Ketua DPRD Karel Bangko SH menegaskan pernyataan Baca DPRD .... HAL:15

HARRY/RADAR TOTABUAN

BAKAR FOTO SHS: Untuk kedua kalinya elemen masyarakat Bolmong Raya menggelar aksi desakan kepada Gubernur Sulut SH Sarundajang untuk segera menyatakan dukungannya terhadap Provinsi Bolmong Raya (PBMR), Selasa (29/1). Bahkan para demonstran sempat membakar keranda dengan foto Sarundajang.

Lidya ‘Goyang’ Nasrun Koto jadi Rebutan Jabatan Ai Mengadu ke DPD Gerindra

SOSOK Nasrun Koto SH MH benar-benar tampil memikat. Dibandingkan kandidat lain NK -sapaannya, pro-

BOLTIM – Prahara rumah tangga anggota DPRD Boltim Mourits Mamonto dan istrinya Baca LIDYA .... HAL:15

Tinggalkan 37,5 Miliar demi Kota Kotamobagu

Baca NASRUN .... HAL:15

Lidya Jowangkay

IRGI/RADARTOTABUAN

FIGUR IDEAL: Nasrun Koto tampil percaya diri di hadapan Tim Penjaringan Partai Golkar saat menyampaikan visi misi.

Yanuar Nugroho; Pilih Tinggalkan Universitas Manchester saat Karier Bersinar 335 Honda Bolsel Tagantong Ingin Ajak Anak Main Lumpur dan Mandi di Kali

BKD Tidak Menjamin Diangkat PNS MOLIBAGU - Impian ratusan tenaga honorer Kategori Dua (K2) Bolaang Mongondow Selatan (Bolsel), untuk diangkat menjadi Pegawai Negeri Baca 335 .... HAL:15

Tinggal dan sukses berkarir di Inggris bisa jadi impian banyak orang. Tapi, Dr Yanuar Nugroho justru memilih pulang ketika kariernya sedang menanjak. Dia ingin dekat dengan keluarga di kampung halaman.

Wartawan dan seluruh karyawan iklan, pemasaran Radar Totabuan dilarang keras menerima uang atau pemberian dalam bentuk apapun dari sumber berita dan relasi.

J

UMAT malam pada Juni 2012 bakal menjadi titik waktu yang sulit dilupakan Yanuar Nugroho. Saat itu sebuah pesan elektronik dari Universitas Manchester, Inggris, tempatnya bekerja sejak 2007, masuk di akun e-mail-nya. Isinya mengabarkan bahwa pria Baca INGIN .... HAL:15

DEMI NEGARA: Yanuar Nugroho di depan kantor barunya. Semangatnya kembali muncul. JP PHOTO

Seluruh urusan pembayaran ke Radar Totabuan dalam bentuk advertorial, iklan dan koran harus melalui kontrak dan kwitansi resmi.


RADAR TOTABUAN RABU, 30 JANUARI 2013

ART: JC_DONDO

PENGADAAN

Hindari KKN, LPSE Dioptimalkan PROSES pelayanan untuk menggunakan jasa layanan pengadaan secara elektronik (LPSE) akan semakin ditingkatkan. Kepala Biro Pembangunan Farly Kotambunan SE MSi menyatakan tahun 2013 ini pelayanan LPSE baik untuk Pemprov dan Kabupaten/Kota akan ditingkatkan. “Untuk pengadaan proyek-proyek di Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD), diharapkan ada koordinasi dengan LPSE di Biro Pembangunan, sehingga kedepan dapat dilihat target-target yang diharapkan terutama untuk pelayanan kepada masyarakat,” ungkap Kotambunan. Menurutnya, pelayanan LPSE ditahun 2012 sudah baik, sehingga ditahun 2013 akan dilakukan lebih baik terutama monitoring untuk proyek-proyek yang ditangani pemerintah, sehingga semuanya bisa dilaksanakan dan tuntas sesuai target bahkan anggarannya pun sesuai dengan yang dihasilkan. “Tentunya lewat pelayanan LPSE dapat dilihat dengan jelas pemenang tender proyek, dimana semuanya dilakukan untuk kepentingan bersama sesuai dengan aturan yang berlaku, bahkan tak ada Kolusi Korupsi dan Nepotisme (KKN) sehingga membangun tanpa korupsi yang diharapkan Gubernur Sulut Dr SH Sarundajang dapat dilakukan dari segi pengadaan barang dan jasa l e w a t LPSE ini,” terangn y a . (war/ fan) Farly Kotambunan

HALAMAN 2

Pertemuan 5 Kada di Deprov ‘KJ’ Sudirman Hasan

Arthur Kotambunan

Kaukus Minta Jhon Cs Seriusi PBMR MANADO – Komisi II DPRD Provinsi (Deprov) Sulut minta agar komisi I dapat menseriusi usulan aspirasi pembentukan Provinsi Bolmong Raya (PBMR).

Hal ini seperti yang diungkapkan personil Komisi II Hi Sudirman Hasan. Menurut politisi Golkar ini, aspirasi warga Bolmong raya ini sudah harus dijadwalkan.

“Penjadwalan oleh komisi I sampai saat ini belum jelas. Karena setahu saya Selasa hari ini (kemarin,red) telah dijadwalkan agenda pertemuan pertemuan dengan 5 kepala daerah yang ada di Bolmong raya akan tetapi sampai saat ini belum ada tanda-tanda pertemuan, untuk itu saya meminta seharusnya pembahasan lintas komisi perlu di jadwalkan oleh komisi I,” ungkap Hasan. Dia juga mengungkapkan ini harus segera diperjelas agar nanti dapat diketahui apa-apa yang belum lengkap atas draf usulan oleh panitia pemekaran. “Tentunya agar segera diketahui apa-apa yang menjadi kendala atas

usulan aspirasi, ini harus segera dijadwalkan untuk membahas kalau perlu segera dilibatkan masing–masing personil semua komisi terlebih perwakilan Bolmong raya,” tambahnya. Sementara itu ketua komisi I Jhon Dumais belum bisa dimintai keterangan dihubungi via telpon sedang dalam keadaan off, dikantor DPRD pun Selasa kemarin tidak berada di ruang komisi I. Terpisah, Wakil Ketua Komisi I Arthur Kotambunan, ketika dimintai keterangan untuk penjadwalan sendiri mekanismenya harus di tandatangani oleh ketua untuk surat keluar. “Bisa jadi surat belum keluar, akan tetapi pada dasar kami sangat mendu-

kung pemekarang provinsi Bolaang Mongondow Raya, cuma ada hal-hal yang tentu perlu dilengkapi oleh panitia pemekaran ini yang belum ada atas kajian berbagai syaratsyarat yang harus dipenuhi dalam proses pemekaran daerah terlebih menjadi provinsi, ini yang belum ada,” terang Kotambunan. Dia mengungkapkan seharusnya ini yang harus dilengkapi oleh panitia pemekaran agar DPRD jelas menjalankan pembahasan. “Kalau hanya untuk penjadwalan pembahasan sementara yang akan dikaji tidak ada, ini yang seharusnya dibawah terlebih dahulu agar DPRD bisa membentuk pansus atas aspirasi ini,” pungkas Kotambunan.

Sementara itu pihak Presidium sendiri melalui Kadir Mangkat yang juga ketua DPRD Bolmong, sangat berharap agar pihak DPRD Provinsi segera mengeluarkan persetujuan dan rekom DPRD Provinsi atas usulan ini. “Saya belum tahu kenapa tertunda, yang jelas sangat diharapkan DPRD provinsi sendiri mengeluarkan rekom karena ini bukanlah keinginan elit tapi karena sudah kebutuhan rakyat Bolmong, untuk itu sangat diharapkan pembahasan jangan ditunda-tunda,” harao Mangkat. Kabag Humas Sekwan Provinsi Marcelino Lomban, juga belum bisa memberikan keterangan atas tertundanya agenda pertemuan itu sendiri. (war/fan)

Kabupaten/Kota Segera Masukkan Kawasan Rawan Bencana MANADO – Pemerintah Provinsi Sulut menggelar rapat koordinasi terkait dengan bencana alam yang terjadi disejumlah wilayah di Sulut. Rapat dipimpin Wakil Gubernur Sulut Dr Djouhari Kansil MPd. Pertemuan dihadiri Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sulut Hoyke Makarawung, Kepala BPBD Kabupaten Minsel H Komaling, Onny

Wenur dari Balai Jalan Nasional, Bob Lombogia dari Balai Sungai, Kabid Bina Marga Temmy Lumy, dan Kasubag Koperasi dan UKM Buslar Sanger dari Biro Perekonomian. Selain membahas penanganan pasca bencana yang terjadi beberapa hari lalu di daerah ini, juga membahas beberapa infrastruktur jalan dan jembatan di kota manado. Wagub sendiri menekankan beberapa hal pasca bencana yang ter-

WASPADA: Banyak kawasan yang rawan bencana alam di Sulut. F-ISTIMEWA

jadi dibeberapa wilayah seperti Minahasa-Minsel atau ruas jalan penghubung Maruasey menuju desa Tangkuney, karena melihat kondisi saat ini longsor itu sudah melewati garis tengah jalan termasuk melakukan normalisasi sungai Nimanga di desa Lelema dengan menimbun karung berisi tanah serta pembuatan bronjong guna untuk penanggulangan darurat bencana. “Jalan trans sulawesi

yang nyaris putus ini harus secepatnya bisa dilewati, untuk itu berbagai perencanakan akan membuat jalan alternatif di Lelema agar masyarakat tidak terisolir,” terang Kansil. Untuk antisipasi bencana besar yang menyusul dibeberapa daerah, Wagub mengajak SKPD terkait untuk segera membuat data potensi rawan bencana diseluruh kabupaten/kota untuk disampaikan kepada para bupati/walikota.

“Dalam waktu dekat ini sudah ada data baru tahun untuk peta bencana diseluruh wilayah Kabupaten/Kota se Sulut. Ini sudah harus dikoordinasikan dengan seluruh Bupati dan Walikota yang ada,” tambahnya. Sementara itu terkait dengan bencana yang terjadi baru-baru ini yang membuat jalan trans Sulawesi nyaris putus, Kepala BPBD Sulut Hoyke Makarawung, menjelaskan

semua ruas jalan yang diterjang tanah longsor sudah dibersihkan dengan alat berat dari PU Provinsi, sehingga sudah bisa di lalui kendaraan baik ruas jalan Manado-Tomohon maupun ruas jalan Manado-Tombariri. Begitu pula dengan warga yang mengalami musibah banjir Pemprov telah memberikan bantuan berupa selimut, matras, dan makanan siap saji. (war/fan)

(Pemprov) Sulut yang dipimpin langsung Gubernur Sulut Dr. Sinyo Harry Sarundajang didampingi Sekprov Ir Siswa Rahmat Mokodongan bersama Panitia daerah HPN, menemui Presiden Susilo Bambang Yudhotono (SBY), Selasa (29/01) kemarin. Rombongan bertemu dengan Presiden SBY pukul 13.00 Wita dipimpin Ketua Umum PWI Pusat

Margiono dan Ketua Panitia Pusat HPN 2013 Muhammad Ihsan. Ketua panitia daerah untuk pelaksanaan HPN Ir Siswa Rahmat Mokodongan mengungkapkan SBY sendiri dalam pertemuan sangat mendukung Sulut menjadi tuan rumah HPN 2013 ini. “Presiden sendiri memberikan apresiasi acara tahunan ini bisa dilaksanakan di Manado. Karena menurutnya sulut sudah sangat berpengalaman menjadi tuan rumah dari berbagai iven nasional maupun internasional, untuk itu Presiden menyatakan sangat tepat jika HPN 2013 ini dapat dilaksanakan di Manado,” ungkap Mokodongan meniru ucapan SBY. Dia juga mengungkapkan untuk peringatan HPN

2013 yang semula dijadwalkan 9 Februari 2013, akan tetapi mengingat Presiden akan melakukan kunjungan ke Liberia-Nigeria-Saudi Arabia-Mesir pada 30 Januari hingga 8 Februari, maka panitia menyiapkan tanggal 11 Februari 2013 sebagai acara HPN 2013. “Kita sesuaikan dengan jadwal Pak Presiden,” pungkas Mokodongan. Sejumlah Menteri tampak hadir mendampingi Presiden diantaranya Mensesneg Sudi Silalahi, Menkominfo Tifatul Sembiring, Seskab Dipo Alam, Menteri BUMN Dahlan Iskan, Jubir Julian Aldrin Pasha, Ketua Dewan Pers Bagir Manan, Ketua Umum PWI Pusat Margiono, dan Gubernur Sulawesi Utara Sinyo Harry Sarundajang. (war/fan)

SHS dan Panitia Temui Presiden

S Rahmat Mokodongan

MANADO – Rombongan Pemerintah Provinsi


“Aidai onu pinodapot, podapot onu inaidan” Sehan Salim Landjar

RADAR TOTABUAN

Bupati Boltim

RABU, 30 JANUARI 2013

ART: GUFRAN

HALAMAN 3

BENCANA

Waspadai Banjir WARGA kabupaten Boltim diingatkan untuk mewaspadai bencana berupa banjir, angin kencang dan tanah longsor menyusul cuaca buruk akhir-akhir ini. Imbauan itu disampaikan bupati Boltim Sehan Salim Landjar melalui Kabag Humas Eko R Marsidi. Khusus warga yang tinggal di dekat sungai serta di wilayah rawan longsong terus dingatkan supaya berhati-hari. Saat cuaca buruk terjadi, semisal hujan dengan curah hujan tinggi disertai angin kencang, tak ada salahnya jika warga mengungsi ke tempat yang dianggap aman. “Dengan kondisi cuaca seperti akhir-akhir ini, hujan deras disertai angin, perlu kewaspadaan dari semua warga masyarakat. Bagi yang tinggal di bantaran sungai atau daerah rawan longsor serta terjangan angin kencang, supaya bisa mengantisipasinya,” kata Eko. Titik rawan banjir yang berada di daerah ini diantaranya, desa Togid, Kotabunan, Motongkad, Molobog, Nuangan. Sedangkan wilayah rawan longsor seperti ruas jalan desa Tobongon, Badaro, Lanud serta jalur Atoga-Moat. Untuk angin kencang, baru-baru ini menghantam desa Bukaka. Tiga rumah dilaporkan rusak tanpa korban jiwa. (end/aji)

PERIJINAN

Telkomsel-Indosat Terancam Diputus BOLTIM terancam tak mendapatkan layanan jaringan Telkomsel dan Indosat. Itu jika kedua perusahaan tersebut, tak kunjung memperpanjang ijin mereka yang sudah habis sejak Desember 2012 lalu di Kantor Pelayanan Perizinan Terpadu (KP2T) Boltim. “Kami akan berikan waktu sampai dua pekan depan kepada Telkom dan Indosat untuk memperpanjang izin pengendali telekomunikasi di KP2T. jika tak diindahkan, terpaksa jaringnya harus diputuskan lewat tower,” kata Imran Makadomo. Langkah tegas itu, kata Imran, sesuai dengan instruksi bupati Boltim. Dimana, perusahaan yang mengabaikan peraturan, akan diberikan sanksi tegas. Pihak Telkomsel dan Indosat belum berhasil dihubungi perihal keterlambatan ijin pengendali telekomunikasi di KP2T. Upaya konfirmasi ke pihak Telkomsel dan Indosat hingga berita ini ditulis belum berhasil dilakukan. (end/aji)

LANGKAH: Kendaraan tradisional bendi seperti ini mulai jarang ditemui di kabupaten Boltim. Di kecamatan Kotabunan, tersisah satu bendi yang kini masih bisa dimanfaatkan warga sebagai transportasi. Peminat kendaraan yang tergolong sudah langkah ini masih terus ada ditengah maraknya bentor.

CHENDRY/RADAR TOTABUAN

Honda Lampaui Jumlah Anggota Dewan Tercatat 44 Tenaga Honorer

MR Alung

BOLTIM – Jumlah pegawai honorer daerah (Honda) di kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Bolmong Timur (Boltim) menempuh angkah fantastis. Tak

main-main, 44 honorer bekerja di kantor yang dihuni oleh 20 anggota dewan. Mereka bertugas membantu Pegawai Negeri Sipil (PNS) ‘mengurusi’ 20 wakil rakyat yang terhormat di kantor DPRD. Dari jumlah pegawai Honda yang bertugas di kantor itu, beberapa diantaranya bakal dike-

luarkan. Upaya itu sebagai tindaklanjut tekad Pemkab Boltim mengurangi pegawai honorernya demi penghematan anggaran. “Belum tahu berapa yang akan dikurangi, yang jelas akan ada pengurangan Honda di DPRD yang kini berjumlah 40 pegawai,” kata Sekretaris Dewan

(Sekwan) Arsad Mamonto. Tak hanya di kantor DPRD, kantorkantor pemerintahan lainnya juga mengalami fenomena hampir serupa. Dimana, jumlah Honda rata-rata melebihi jumlah PNS. Honda-Honda yang akan dikurangi, diprioritaskan yang tidak aktif, tidak disiplin dan

melakukan pelanggaran lainnya. Kepala Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah (BKDD) MR Alung mengakui, DPRD merupakan salah satu kantor dengan ‘pegawai Honorer terbanyak di Boltim. “Selain DPRD, ada juga Satpol PP, mereka ada 75 pegawai honorer,” jelas Alung, kemarin. (end/aji)

Wabup Soroti Kebersihan Kantor SKPD BOLTIM – Kantorkantor Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) di Bolmong Timur ternyata masih menganggap remeh persoalan kebersihan. Meski menganggu pemandangan, sampahsampah yang berserakan di lingkungan kantor, tak cepat dibersihkan. Persoalan kebersihan kantor yang disoroti wakil bupati (Wabup) Medy Lensun saat Inspesksi mendadak (Sidak) di kantor Dinas Kehutanan dan Perkebu-

nan, Dinas Pendidikan, Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi dan Dinas Sosial. Di kantor Dinas Pendidikan, Medy menjumpai sampah punting rokok berserakan. Ia terganggu dengan kondisi itu lantas meminta PNS di dinas tersebut lebih memperhatikan lagi kebersihan. “Kalau merokok jangan di dalam ruangan kerja. Ruangan menjadi bau rokok. Kalau merokok itu silahkan di luar (ruangan),”

kata Medy. Selain itu, penataan atribut-atribut kantor dinilainya belum terlalu rapih. “Atributatribut ditata baik supaya menambah keindahan. Kebersihan juga faktor penting agar nyaman dalam bekerja,” tambahnya. Wabup masih mengincar kantor-kantor lainnya untuk mengecek daftar hadir PNS dan kebersihan, tanpa memberitahukan lebih dulu kapan dan di kantor mana yang akan ia sambangi. (end/aji)

F-ISTIMEWA

SIDAK: Wabup Medy Lensun saat Sidak di sejumlah kantor SKPD, Selasa (29/1) kemarin. Selain mengecek kehadiran PNS, Wabup juga ikut menyoroti kebersihan di kantor-kantor yang ia kunjungi.


RADAR TOTABUAN RABU, 30 JANUARI 2013

ART: MAULANA

PEMERINTAHAN

Bupati Raker dengan SBY BUPATI Bolmong Selatan (Bolsel), Hi Herson Mayulu SIP, mengatakan, dalam upaya mengatasi persoalan bangsa, perlu ada kesepahaman bersama. Hal ini dikatakan Bupati, usai mengikuti rapat kerja pemerintah tahun 2013 yang digelar di Jakarta ConvenTion Centre(JCC), Senin (28/1) lalu. Lanjutnya, terkesan antar aparatur pemerintah jalan sendiri-sendiri. Sehingga, susah mengatasinya jika setiap Herson Mayulu lembaga punya persepsi masing-masing terhadap persoalan bersama. Contohnya kata Mayulu, yang kerap terjadi di daerah seperti masalah Tuntutan Ganti Rugi (TGR). “Seharusnya, aparat penegak hukum tidak bisa masuk ke dalam, karena itu masalah kesalahan administrasi. Penyelesaiannya dilakukan melalui majelis TP-TGR,” terang om Oku sapaan akrab Mayulu. Ditambahkannya lagi, nanti kalau memang ada rekemendasi dari majelis TP-TGR untuk dilimpahkan ke penegak hukum, baru bisa masuk. Mayulu menilai, rapat kerja seluruh Bupati/ Walikota dan Gubernur se Indonesia yang juga turut dihadiri Presiden Susilo Bambang Yudoyono (SBY) beserta menteri-menteri ini berbeda dari tahun sebelumnya. “Kali ini semua unsur hadir dan ada dialog serta menyatukan persepsi sampai ke daerah-daerah,” tutupnya.(eka/oni)

HALAMAN 4

Pembangunan Infrastuktur Terus Digenjot Ahmadi: Mewujudkan Visi dan Misi Daerah

MOLIBAGU — Peningkatan pembangunan infrastruktur seperti jalan, irigasi, penerangan, sanitasi air bersih, terus dikembangkan pemerintah daerah Bolmong Selatan (Bolsel). Hal ini dikatakan Bu-

pati Bolsel Hi Herson Mayulu SIP, melalui juru bicara Pemerintah Kabupaten (PemKab) Bolsel, Ahmadi Modeong. Menurut Ahmadi, langkah pemerintah ini sebagai upaya mewujudkan Visi dan Misi Bolsel, sebagai daerah yang terus mengenjot pembangunan disemua sektor. “Berangkat dari apa yang menjadi komitmen bersama pemerintah, di tahun 2013 ini pengembangan infrastruktur

menjadi prioritas utama pemerintah daerah,”ujar Modeong belum lama ini. “Dengan memadainya pembangunan infrastruktur, itu merupakan bagian dari mewujudkan Misi daerah, untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat,”jelas Ahmadi. Lanjutnya, konsentrasi dana pemerintah baik melalui Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) maupun Anggaran Pendapatan Be-

lanja Daerah (APBD), sejak Bolsel dibawah kendali Bupati Hi Herson Mayulu SIP, sebagian besar difokuskan pada pembangunan di berbagai infrastruktur, seperti jalan produksi, jalan Desa, irigasi maupun sanitasi air bersih. “Selain pembangunan infrastruktur, pengembangan sektor-sektor lainnya juga dilakukan secara bersamaan. Dengan begitu, pembangunan dari berbagai bi-

dang dapat berjalan seimbang. Dan ini bisa di lihat dari berkembangnya pembangunan jalan serta perkebunan yang ada di Bolsel, mulai dari Bolaang Uki hingga Pinolosian dan Posigadan,”tutupnya. (eka/oni)

Ahmadi Modeong

2013 PU Sedot 61 Miliar

Sahril Gaib

MOLIBAGU — Sekira Rp 61 miliar dana yang masuk di Dinas Pekerjaan Umum (PU) dan Kim-

praswil Bolmong Selatan (Bolsel), untuk pembangunan infrastruktur jalan, penataan ibu kota dan normalisasi sungai. Alokasi anggaran ini sudah tertata dalam Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) 2013. Menurut Kadis PU Sahril Gaib, khusus untuk normalisasi sungai menjadi perhatian serius. Sebab, di sejumlah titik yang ada di wilayah Bolsel, perlu ada perbaikan sumber daya air. Apalagi kata Sahril, Bolsel yang masih merupakan daerah baru, masih banyak kegiatan fisik yang perlu dibenahi, terutama infrastruktur jalan dan normalisasi sungai.

Lanjutnya, Bolsel adalah salah satu daerah yang banyak memiliki Daerah Aliran Sungai (DAS). Begitu juga menyangkut

infrastruktur jalan, masih banyak yang perlu dibenahi. Sehingga, dengan anggaran miliaran yang ada, nantinya akan menjawab

apa yang menjadi keluhan warga. “Pak Bupati juga sudah menginstruksikan kalau tahun ini anggaran yang

tersedia di Dinas PU, dikonsentrasikan untuk Infrastruktur jalan, penataan Ibukota dan sumber daya air,”tutupnya. (eka/oni)

KABAR GEMBIRA BAGI WARGA KOTAMOBAGU DAN SEKITARNYA

Spesialis terbesar seluruh Indonesia dan terpercaya Pusat Pengobatan Alat Vital Pria dan Wanita bersama Raja Pembesar Burung ditangani langsung oleh ahlinya Hi. Aa Asep Nurdin dan anak asli Hj. Mak Erat. Buka praktek di Kotamobagu Izin Kejaksaan Negeri Manado Nomor : B - 03/R.1.10/DSP/11/2010.

Siapa yang tak kenal dengan Hj.Mak sang Ratu kejantanan dari tanah jawa karena beliaulah yang pertama kali menemukan sistim pengobatan secara tradisional dan spiritual, tidak menggunakan bahan kimia, tidak suntik atau silikon. Banyak sekali pengobatan yang cara dan sistemnya sama tapi disinilah satu-satunya tempat yang sudah terbukti menolong ribuan pasien. Anda ragu dan kurang percaya diri? Datang dan buktikan ke tempat kami! Kami siap membantu anda yang ingin menambah ukuran alat vital. Perbesar, perpanjang, kuat dan tahan lama hasil bisa dibuktikan ditempat. Dijamin alami, aman tidak ada efek samping karena kami menggunakan ramuan tradisional yang dibantu dengan doa untuk menghasilkan pengobatan yang sempurna, permanen untuk seumur hidup.

MENYEMBUHKAN BEKAS SUNTIK SILIKON ATAU MENGHILANGKAN BAHAN KIMIA

KHUSUS PRIA

MAHAR Rp. 600.000,- Minyak Ramuan Terbatas

L e m a h S y a h w a t , I m p o t e n s i , M a n i E n c e r, P e r b e s a r, Perpanjang, Ejakulasi Dini, Kencing Batu, Kencing Manis Darah Tinggi + Stroke.

ALAMAT PRAKTEK:

Jln. Raya Ahmad Yani Kelurahan Biga Depan Masjid Al Munawaroh Biga Sebelah Kanan Ada papan nama depan rumah. (Pindahan dari Kampung Baru)

KHUSUS WANITA

Perbesar Payudara, Gurah Vagina, Putihan/ Pektay, Ingin Punya Keturunan dan Menambah Keharmonisan Rumah Tangga agar Suami Tidak Selingkuh, Pasang Susuk.

Buka Praktek Jam 8.00 s/d 21.00 wita. Buka Tiap Hari No. HP 0812 4500 0185 Pasien jangan mudah percaya pengobatan lain karena pengobatan kami yang pertama di kotamobagu

MENGHILANGKAN BEKAS SUNTIKAN SILIKON KAMI JUGA MELAYANI SUSUK, PENGHASILAN JODOH, INGIN PUNYA KETURUNAN DAN MENAMBAH KEHARMONISAN RUMAH TANGGA RAMUAN TERBATAS... !!! BERGARANSI DAN BETUL-BETUL BERTANGGUNG JAWAB (LANGSUNG REAKSI DITEMPAT) MAMBANTU PASIEN SAMPAI TUNTAS

RAKER: Bupati Bolsel Hi Herson Mayulu SIP saat Hadiri Raker Pemerintah Pusat 2013

F - ISTIMEWA

KPA Wajib Kuasai Aturan Lombu: Moga tak Ada Lagi Temuan

MOLIBAGU — Kesalahan administrasi yang kerap menjadi temuan di sejumlah Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD), diakibatkan karena kurangnya pemahaman dari pengguna anggaran itu sendiri yang ada di setiap instansi. Sehingga, diharapkan penguasaan aturan sifatnya wajib bagi semua Kuasa Pengguna Anggaran (KPA), agar tidak terjadi kesalahan administrasi dalam hal pengelolaan keuangan. Sekretaris Daerah (Sekda) Bolmong Selatan (Bolsel), Drs Hi Gunawan Lombu MAP menegaskan,

kepada para KPA, agar terus mempelajari dan menguasai segala aturan yang berkaitan dengan pengelolaan keuangan. Menurut Lombu, penguasan aturan sifatnya sangat penting, agar KPA tidak melanggar aturan pengelolaan keuangan yang baik, transparan, dan berkualitas. Di samping itu, kata Lombu, seorang KPA juga harus rajin memeriksa dan mengamati dokumen yang berhubungan dengan anggaran, serta meningkatkan pengawasan, di samping ada pengawasan internal dari pihak Inspektorat. “KPA harus memeriksa dengan teliti semua dokumen yang berhubungan dengan anggaran, serta pengawasan harus lebih ditingkatkan,” terang Lombu. Ditambahkannya, untuk

2013 ini tidak ada lagi temuan-temuan klasik, seperti dana Bantuan Sosial (Bansos), pembayaran beasiswa, dimana yang bersangkutan tidak memasukkan surat keterangan masih kuliah. “Diharapkan tahun ini Bolsel bisa lebih baik dalam soal pengelolaan keuangan, dibandingkan tahuntahun sebelumnya,” u j a r Lomb u . (eka/ oni)

Gunawan Lombu


RADAR TOTABUAN RABU, 30 JANUARI 2013

ART: MAULANA

PDIP KK Buka Pendaftaran Caleg

DINAMIKA

Bawaslu Diminta Selidiki 13 Peraturan KPU “Hingga saat ini KPU telah mengeluarkan sekitar 18 Peraturan. Kami mensinyalir hanya sekitar lima dari peraturan itu yang diproses secara lazim

Junisab Akbar

BADAN Pengawas Pemilu (Bawaslu) diminta membentuk Tim Pencari Fakta (TPF) guna menyelidiki dugaan adanya sekitar 13 Peraturan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dari jumlah keseluruhan 18 Peraturan KPU yang diproses secara tidak lazim. “Hingga saat ini KPU telah mengeluarkan sekitar 18 Peraturan. Kami mensinyalir hanya sekitar lima dari peraturan itu yang diproses secara lazim. Sisanya sebanyak 13 terindikasi diproses dengan cara-cara yang tidak lazim,” kata Ketua Pendiri Indonesian Audit Watch (IAW), Junisab Akbar, kepada wartawan, di Jakarta, Selasa

(29/1). Terhadap 13 Peraturan KPU yang terindikasi diproses tidak lazim itu, lanjut Junisab, Bawaslu bisa membentuk TPF guna menjawab keraguan dan ketidakpercayaan publik tanpa harus mengorbankan penyelenggaraan Pemilu tahun 2014 mendatang. “Berdasarkan kajian dan inventarisir ke lingkungan Komisioner dan Kesekjenan KPU, kami menduga kuat berubah-ubahnya Peraturan KPU dalam penyelenggaraan tahapan Pemilu 2014 adalah salah satu indikasi bahwa mayoritas Peraturan KPU itu diproses secara tidak lazim,” ujar mantan anggota DPR. Padahal, imbuh dia, lembaga KPU sudah berkalikali menyelenggarakan Pemilu. Tapi KPU periode ini bisa dengan seketika merubah-rubah peraturannya tanpa alasan yang tidak jelas. “Dari beberapa dokumen baik disposisi ataupun notulen rapat serta informasi lainnya, itu bisa dijadikan pintu masuk Bawaslu untuk mendalaminya. Dari situlah bisa menunjukkan bahwa sinyalemen produk peraturan KPU tidak diproduk dengan melalui mekanisme yang lazim seperti layaknya suatu keputusan KPU dilahirkan,” jelas Junisab. Junisab berharap, kesalahan yang dilakukan KPU itu tidak sampai didiamkan saja. IAW mendorong Bawaslu menggandeng Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) untuk membentuk TPF demi independensi dan kinerja yang lebih kuat dalam menuntaskan dugaan kejanggalan ini menuju Pemilu yang berkualitas.(jpnn/fan)

RADIVA88 A U TO

SHOW ROOM & RENT CAR

Jl. Daan Mogot No. 17 Tikala Manado Telp. 0431-873966, 3320000, 0811434063

No. Kendaraan 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28. 29. 30. 31. 32. 33. 34. 35. 36. 37. 38. 39. 40.

Toyota Fortuner G 2.7 A/T Toyota Previa 2.5 A/T Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Avansa Toyota Inova J M/T Toyota Vios M/T Toyota Inova V A/T Toyota Vios M/T Toyota Kijang LGX Diesel Nissan X-Trail St 2.5 A/T Nissan X-Trail Xt 2.5 A/T Nissan X-Trail St 2.5 A/T Toyota Corola Nissan Terrano Spirit Honda CRV 2.0 A/T Honda City V-Tec A/T Daihatsu Terios A/T Daihatsu Terios TX Daihatsu Terios Adventure Daihatsu Terios Adventure Daihatsu Xenia 1.3 Sporty Daihatsu Xenia 1.3 Sporty Daihatsu Xenia 1.3 Sporty Daihatsu Xenia 1.0 Sporty Daihatsu Xenia 1.3 Family Daihatsu Xenia 1.3 Delux Plus Daihatsu Xenia 1.3 Delux Plus Honda Stream A/T 1.5 Daihatsu Ferosa Suzuki X Over M/T Honda All New Jazz Toyota Avanza Toyota Avanza S 1.5 Toyota Rush S Nissan Extrail 2.5 ST A/T All New CRV 2.0 A/T

Warna

Hitam Grey Built Up Hitam Grey Hitam Abu-Abu Met. Hitam Hitam Silver Hitam Hitam Merah Biru Grey Grey Grey Biru Tua Biru Tua Biru Abu-Abu Met. Putih Hitam Biru Silver Silver Merah Maroon Hijau Tua Hitam Silver Silver Hijau Silver Stone Merah Hitam Silver Silver Hitam Hitam Hitam Hitam

Tahun 2010 2002 2011 2011 2010 2010 2009 2008 2011 2004 2006 2008 2000 2005 2004 2004 1998 2002 2000 2007 2011 2009 2009 2007 2011 2011 2007 2010 2009 2009 2007 2005 1996 2010 2008 2006 2010 2010 2010 2007

HALAMAN 5

Harga 375 Jt 385 Jt 150 Jt 150 Jt 145 Jt 145 Jt 140 Jt 135 Jt 185 Jt 120 Jt 160 Jt 170 Jt 90 Jt 175 Jt 165 Jt 160 Jt 70 Jt 125 Jt 135 Jt 160 Jt 210 Jt 165 Jt 170 Jt 160 Jt 145 Jt 145 Jt 120 Jt 135 Jt 130 Jt 128 Jt 110 Jt 160 Jt 75 Jt 175 Jt 175 Jt 110 Jt 155 Jt 180 Jt 310 Jt 285 Jt

KOTAMOAGU – Setelah sukses menggelar pendaftaran Calon Walikota dan Wakil Walikota (Cawali/Cawawali), Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) kembali membuka pendaftaran bagi calon legislatif (caleg)

untuk Pemilihan Umum (Pemilu) 2014 mendatang. PDIP terbuka untuk semua kalangan. “Pendaftaran resmi dibuka sejak Selasa (29/1) dan waktu pendaftaran ini tidak lama hanya dibuka hingga Senin (4/02) pekan depan.

Yang berminat dipersilahkan mendatangi sekretariat DPC PDIP KK,” ujar Ketua DPC PDIP Diana J Roring, kemarin. Menurut calon wakil walikota (Cawawali) dari PDIP ini, partainya terbuka untuk semua kalangan. “Kami ter-

buka bagi tokoh masyarakat, tokoh pemuda, tokoh agama yang ingin bergabung bersama PDIP di Pemilu mendatang,” terang wakil ketua Dekot KK ini. Lebih lanjut Srikandi partai moncong putih ini menegaskan, PDIP men-

argetkan kursi di parlemen sebagai mayoritas. “Makanya kami terbuka bagi siapapun yang ingin menjadi caleg, kami persilahkan segera mendaftar. Mari bersama-sama PDIP membangun Kotamobagu,” ajak Diana. (fan)

Diana Roring

telah menurunkan sendiri masing-masing alat peraga kampanyenya,” ujar Ketua KPU KK Nayodo Koerniawan kemarin sebelum penertiban.

Penertiban itu, kata Nayodo, berdasarkan peraturan KPU Nomor 69 Tahun 2009 sebagaimana telah dirubah dengan Peraturan KPU Nomor 14 Tahun

2010 tentang pedoan Teknis Kampanye Pemilihan Umum Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah. Terpisah, personil Panwaslu, Shakespiare

Makalunsenge mengatakan, penertiban sebenarnya sudah harus dilakukan sejak tahapan Pilwako dimulai. “Harusnya tidak ada lagi

alat-alat peraga sosialisasi diri. Secara aturan masa pencitraan sesuai tahapan ada pada masa kampanye selama 14 hari,” katanya. (fan)

KPU Turunkan APK Balon Cawali dan Cawawali

Nayodo Kurniawan

KOTAMOBAGU Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Kotamobagu menepati janjinya untuk menertibkan secara paksa Alat Peraga Kampanye (APK), milik kandidat Bakal Calon (Balon) Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kotamobagu, yang mulai dipajang di lokasi-lokasi terlarang. Selasa (29/1) siang kemarin, bersama Badan Kesatuan kebangasaan dan Politik Kemasyarakatan (Kesbangpolinmas), Satuan Polisi Pamong Praja, dan Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu), KPU menyisir sejumlah tempat, kemudian menurunkan satu per satu alat peraga tersebut. Penertiban APK kandidat berdasarkan hasil rapat bersama tim. Kemudian ditindak lanjuti pemberitahuan KPU kepada kandidat melalui surat Nomor 21/KWK/KPU-KK/2013 kepada seluruh kandidat. “Surat pemberitahuan penertiban telah kami layangkan. Paling lambat hari Minggu (27/1) kandidat

SAWAH/TANAH DIJUAL - Luas Sawah/Tanah + 5.500m3 - Dari Rumah Ke Lokasi, Jaraknya +- 50m Bertempat di Kel.Motoboi Besar Bagi yang Berminat/ Pembeli Hubungi Telp:

0852 5098 6614

HARRY/RADAR TOTABUAN

DICOPOT: Alat Peraga Kampanye (ATK) bakal calon Walikota dan Wakil Walikota mulai ditertibkan oleh Panwas bersama Satpol PP Kotamobagu, kemarin. Tampak pembersihan ATK salah satu bakal calon Wawali yang dipasang difasilitas umum.

Kamis, 12 Panwascam Dilantik

Ivan Tandaju

Agus Irianto

KOTAMOBAGU – Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kota Kotamo-

bagu telah mengantongi 12 nama anggota Panitia Pengawas Pemilu Keca-

matan (Panwascam). Hal tersebut berdasarkan hasil fit and propertes (FPT) terhadap 24 calon anggota Panwascam dan akan diumumkan melalui pesan singkat (SMS) kepada 12 orang terpilih. “Setelah melalui proses seleksi yang cukup melelahkan, mereka yang terpilih akan disampaikan lewat SMS,” ujar ketua Panwaslu KK Agus Irianto Paputungan, Ivan Tandaju

dan Shakespiare Makalunsenge (Pimpinan). 12 anggota Panwascam itu akan mengikuti proses pelantikan yang akan digelar pada 31 Januari 2013. Rencananya, acara pelantikan akan dihadiri anggota Badan Pengawas Pemilu (Banwaslu) Provinsi Sulut. “Yang akan melantik kami dari Panwaslu dan akan disaksikan dari Bawaslu Provinsi,” pungkas Paputungan.

Sejumlah masyarakat berharap Panwas dan Panwaslu harus segera action mengingat tahapan pelaksanaan Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) Kota Kotamobagu sudah dimulai. “Kalau dilihat, Panwas belum melakukan pekerjaannya. Kami harap mereka segera action dan jangan menunda lagi,” kritik Rafli warga Kotamobagu. (fan)

Menteri dari Demokrat Paling Buruk Kinerjanya JAKARTA - Lingkaran Usrvei Indonesia (LSI) menilai kinerja menteri yang berasal dari partai Demokrat paling buruk kinerjanya dibanding menteri-menteri dari partai koalisi lainnya. Berdasarkan survei yang dilakukan LSI, sebanyak 42,56% publik menilai

tidak puas terhadap kerja menteri dari Partai Demokrat. Diurutan selanjutnya, publik tidak puas dengan kinerja menteri dari PPP dengan 40,06%, PKB 39,65%, menteri PAN 38,21%, dan 35,81% terhadap menteri dari Partai Golkar. Urutan terakhir ketida-

kpuasan publik terhadap kinerja pemerintah adalah para menteri dari PKS yaitu sebesar 32,56%. “Rata-rata kurang dari 30% kepuasan pemilih partai oposisi terhadap kinerja kabinet. PKS diurutan terakhir,” kata peneliti LSI, Ardian Sopa, Selasa (29/1).

Semantara itu, untuk partai oposisi hampir berbanding terbalik dengan partai-partai oposisi. Publik menilai tidak puas terhadap PDIP hanya 27,69%. Untuk Partai Hanura, ketidakpuasan publik mencapai 28,88%, sementara Gerindra 27,33%.(MC/ fan)

Ardian Sopa


RADAR TOTABUAN

OLAHRAGA RABU, 30 JANUARI 2013

ART: JC_DONDO

SEPAKBOLA DUNIA Jadwal Siaran Langsung Televisi (30-31 Januari 2013) TVRI Coppa Italia (semi final leg 2) SS Lazio v Juventus (Rabu 03.15 Wita) Liga Premier Inggris globaltv Queens Park R. v Man. City (Rabu 03.45 Wita) Fulham v West Ham Utd (Kamis 04.00 Wita) MNCtv Arsenal v Liverpool (Kamis 03.45 Wita) TRANSTV Copa del Rey (semi final leg 1) Real Madrid v Barcelona (Kamis 04.00 Wita) Ujicoba Antarnegara Rabu (30/1) Amerika Serikat v Kanada Oman v China Kamis (31/1) UAE v Thailand Meksiko v Denmark

HALAMAN 6

El Real Ketar-ketir MENJAMU El Barca di leg pertama semi final Copa del Rey, Real Madrid bakal menjalani laga yang sangat menyulitkan. Setidaknya lima pilar El Real dipastikan absen karena cedera dan hukuman larangan main. Santiago Bernabeu akan kembali menghelat El Clasico pada Kamis (31/1) dinihari. Kali ini perjamuan El Real terhadap

The Catalans terjadi di leg pertama Copa del Rey. Setelah menjalani periode penuh inkonsistensi di paruh pertama musim, penampilan Cristiano Ronaldo dkk jauh membaik semenjak pergantian tahun. Dari tujuh pertandingan di sepanjang Januari, Madrid meraih lima kemenangan dan dua hasil imbang. Dalam seluruh laga tersebut ‘Si Putih’ luar bisa subur dengan total meles-

gol dan cuma kemasukan empat kali. Ketajaman dan konsistensi Madrid itu akan dapat ujian berat saat Barcelona datang bertandang. Kondisinya bisa makin menyulitkan buat tuan rumah karena mere k a akan ditinggal

cukup banyak pilarnya untuk laga tersebut. Yang pertama dipastikan absen adalah Iker Casillas, setelah dia menjalani operasi akibat retak tulang tangan dan harus absen sekitar tiga bulan. Juga diganggu cedera adalah Pepe, yang kini masih dalam periode pemulihan setelah menjalani operasi pergela n g a n kaki. Se-

akkan 20

Indonesia Super League (ISL) Jadwal Kamis (31/1) Persipura v Persepam Persiwa v Persela Persiram v Persib Persidafon v Persita

mentara dari daftar pemain yang absen karena larangan bertanding ada bek Sergio Ramos, Fabio Coentrao dan winger gesit Angel Di Maria. Terkait kondisi tersebut, Cristiano Ronaldo menyebut kalah hal itu bukan alasan buat Madrid tidak bisa meraih hasil maksimal. Selain karena bermain di kandang, Madrid disebutnya wajib bermain bagus demi

Liga Premier Inggris (jadwal pekan ke-24) Rabu (30/1) Aston Villa v Newcastle United Stoke City v Wigan Athletic Sunderland v Swansea City Kamis (31/1) Norwich City v Tottenham Everton v West Brom Man. United v Southampton Reading v Chelsea Klasemen Sementara No. Klub M M K SG Poin 1. Man. United 23 18 2 3 (57-30) 56 2. Man. City 23 15 6 2 (45-19) 51 3. Chelsea 23 13 6 4 (47-22) 45 4. Tottenham 23 12 5 6 (40-28) 41 5. Everton 23 9 11 3 (35-26) 38 6. Arsenal 23 10 7 6 (46-27) 37 7. Liverpool 23 9 7 7 (40-28) 34 8. West Brom 23 10 4 9 (33-32) 34 9. Swansea City 23 8 9 6 (34-27) 33 10. Stoke City 23 6 11 6 (22-

sergio S RAMO

angel RIA DI MA

iker LAS L I S A C

mengimbangi permainan Barca. “Kami bermain di kandang, yang

mana menjadi kesempatan bagus untuk meraih kemenangan. Kami akan kehilangan beberapa pemain, pemain kunci, yang sangat penting untuk skuat ini, tapi itu bukan alasan,” tegas Ronaldo seperti diberitakan Reuters. Madrid dan Barcelona sudah berhadapan tiga kali di musim ini. Dua yang pertama terjadi di Piala Super Spanyol di mana Madrid menjadi juara berkat keunggulan agresivitas tandang (3-2 & 2-1), sementara di ajang La Liga saat bermain di Camp Nou skor akhirnya adalah 2-2. “Itu pertandingan yang sangat penting, pertandingan yang sulit. Kami akan bermain menghadapi salah satu tim paling menyulitkan di dunia, jadi itu akan menjadi malam yang hebat. Kami bermain di kandang, jadi kami punya kesempatan besar untuk meraih hasil yang bagus,” lanjut Ronaldo. (dtc/ryo)

Redam Isu Cedera CR7 JELANG El Clasico, muncul kabar tak mengenakkan dari Real Madrid terkait kondisi fisik Cristiano Ronaldo. Diisukan cedera dan ter-

ancam absen, manajemen El Real tegas membantahnya. Dugaan kalau Ronaldo mengalami cedera, dan terancam absen saat menjamu Barcelona, mengemuka menyusul sebuah insiden yang terjadi dalam pertandingan terakhirnya, Minggu (27/1). Mencetak hattrick yang membantu El Real menang 4-0 atas Getafe, Ronaldo sempat terlihat kesakitan memegang pergelangan kakinya. Seakan memperkuat dugaan tersebut adalah keputusan Jose Mourinho yang menariknya keluar di menit 75 dan digantikan dengan Karim Benzema. CR7 ditarik tak lama setelah dia melesakkan hattrick. Eks bintang Manchester United itu kemudian kedapatan mengompres pergelangan kakinya menggunakan es. Inilah

yang kemudian membuat Ronaldo dikabarkan bisa absen di leg pertama semi final Copa del Rey, Kamis (31/1) dinihari. Namun isu tersebut tegas dibantah petinggi Madrid. Dalam keterangannya, asisten pelatih Los Merengues Aitor Karanka menyebut kalau pengompresan pada Ronaldo adalah sebuah tindakan pencegahan dan tidak ada ancaman Ronaldo bakal absen menghadapi The Catalans. “Kami menggunakan es itu hanya untuk berjaga-jaga. Performanya sedang sangat baik. Lihat saja golgol yang dia lesakkan,” sahut Karanka seperti diberitakan Dailymail. Jika benar Ronaldo absen itu akan jadi pukulan telak buat Madrid karena mereka telah ditinggal cukup banyak pilar. Jose

didier DROGBA

Mourinho dipastikan tidak akan bisa menurunkan Iker Casillas dan Pepe yang masih cedera serta Sergio Ramos. Angel Di Maria dan Fabio Coentrao yang dapat hukuman larangan bertanding. Ronaldo juga tampil sangat impresif dalam beberapa pertandingan terakhir. Sepanjang 2013 dia sudah berhasil melesakkan 10 gol, termasuk dua hat-trick ke gawang Getafe dan Celta Vigo. (dtc/ryo)

cristiano RONALDO

Gabung Galatasaray DALAM periode yang singkat, Galatasaray akhirnya bisa mendapatkan Didier Drogba. Mantan bintang Chelsea itu telah sepakat mengikat kontrak dengan durasi satu setengah musim. Galatasaray sebelumnya tak masuk daftar klub yang dijagokan bakal mendapatkan Drog-

ba. Striker Pantai Gading yang terakhir membela Shanghai Shenhua itu santer dikabarkan bakal merumput di Italia bersama Juventus atau AC Milan. Baru sehari lalu Galatasaray

menyatakan tertarik dan dilanjutkan dengan pengajuan penawaran secara resmi. Dan kini klub raksasa asal Turki itu sudah resmi mendapatkan tanda tangan Drogba. Dikutip dari Reuters, Drogba sepakat meneken kontrak berdurasi 18 bulan. Disebutkan kalau striker 34 tahun itu akan mendapat bayaran dua juta euro di sisa musim 2012/2013 ini, sementara untuk setahun berikutnya dia bakal dapat bayaran empat juta euro plus bonus 15.000 euro untuk setiap pertandingan yang dijalani. Drogba menjadi pemain top kedua yang diboyong Galatasaray di bursa transfer musim dingin ini. Sebelumnya mereka berhasil memboyong Wesley Sneijder dari Inter Milan. Mengawali karier di Le Mans, Drogba sempat juga memperkuat Guingamp dan Marseille sebelum kemudian membela Chelsea. Delapan musim berseragam The Blues, dia meraih sukses besar dengan di antaranya meraih tiga gelar Premier League, empat Piala FA dan trofi Liga Champions. Drogba baru akan bergabung dengan Galatasaray usai Piala Afrika tuntas atau setelah Pantai Gading tersingkir. (dtc/ryo)


RADAR TOTABUAN RABU, 30 JANUARI 2013

ART: GUFRAN

Kumosing Ba Mobata’ Molunat

Enakan Jaman Orba SEORANG bapak ditanya oleh aku, enakan mana jaman sekarang sama jaman Or-ba. Parlin :Pak,saya mau tanya enak mana dulu sama sekarang? Bapak:enak jaman dahulu nak. Parlin :kenapa Pak,apa dahulu Bapak seorang pejabat...?. Bapak :bukan karena itu, jaman dahulu Bapak ini penganten baru. Istri saya kembang desa,dan banyak pemuda rebutan dia. Akhirnya Bapaklah yang bisa mendapatkannya, apa enggak enak. Parlin :ooooohh, kirain saat makmur dan harga harga murah .

Dia’ Gampang! Bo Onuon?

Komisi II Bidik Hotmix Sampana KontraktorDinas PU Bakal Dihearing KOTAMOBAGU — Disibukkan agenda lain di DPRD, Komisi II Dewan Kota (Dekot) Kotamobagu tak berhenti mengawal pekerjaan proyek yang bersumber dari dana APBD. Komisi yang membidangi pembangunan itu, membidik pekerjaan hotmix ruas jalan Sampana yang dinilai ca beres dan tidak sesuai harapan warga. Tidak tanggung-tanggung, selain akan meninjau langsung pekerjaan projek yang dikerjakan asal jadi, mereka juga dikabarkan akan memanggil pihak kontraktor dan Dinas Pekerjaan Umum (PU), untuk dimintai keterangan. Seperti disampaikan Sekretaris Komisi II, Ir Ishak Sugeha ME, kemarin. Dikatakannya, pekerjaan proyek yang asal jadi dan tidak sesuai dengan spesifikasi harus

pekerjaan yang ada di lapangan. “Ini baru laporan masyarakat, nantinya kami akan turun dan meninjau langsung pekerjaan hotmix ini di lapangan,”sambung

dipertanggungjawabkan. “Kami akan memanggil pihak kontraktor dengan Dinas PU, untuk dimintai keterangan soal pekerjaan hotmix yang mereka kerjakan,’’jelas Ketua DPC Partai Demokrat Kota Kotamobagu, yang direkomendasi DPD dan DPP Partai Demokrat sebagai calon tunggal Walikota. Namun sebelumnya, tambah teknokrat yang selama ini dikenal menaruh perhatian besar pada pekerjaan proyek di KK, pihaknya akan turun dan melihat langsung kondisi

Aleg Imbau Warga Waspada Banjir Longsor

SAAT para setan penggoda manusia dari seluruh dunia,ditanya oleh Boss setan.Cuma tentang para pelaku korupsi,di negara mereka masing masing bertugas selama ini. Boss: setan Amerika,bagaimana para koruptor di negaramu...?. Amerika: mereka yang tertangkap di hukum seumur hidupnya. Boss: kamu dari China,bagaimana nasib koruptor disana...?. China: mereka yang tertangkap,pastilah di hukum mati. Boss: kamu setan dari Indonesia,bagaimana koruptor disana..?. Indonesia: maaf no coment,wah saya takut sama mereka. Boss: kenapa...?. Indonesia: masak sih melawan para senior senior saya. (*)

MOLIBAGU — Hujan deras yang terus menerus mengguyur Bolmong Selatan (Bolsel) belakangan ini, lagi-lagi mendapat perhatian serius anggota legislatif (aleg) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD). Legislator menghimbau warga yang berada di daerah rawan bencana untuk meningkatkan kewaspadaan. Tidak hanya itu, kepada Pemerintah daerah khususnya Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD), mereka mendorong agar senantiasa memantau ancaman bencana alam seperti banjir dan tanah longsor, yang selama ini terus mengintai aktifitas warga. “Tingginya curah hujan yang terjadi belakangan ini patut diwaspadai, pengalaman selama ini, cukup menjadi pelajaran

Sugeha lagi, sambil mengatakan pihaknya akan mengawal pekerjaan proyek 2013 nanti. Senada, juga disampaikan anggota Komisi II Abdul Rifai Mokodmpit SE.

Dikatakannya, pihak kontraktor dan Dinas PU harus bertanggung jawab. “Kalau memang hasil temuan di lapangan sesuai dengan laporan masyarakat, maka pihak yang terkait harus

bertanggungjawab,”kata Mokodompoit menambahkan, sambil mengatakan keseriusan mereka untuk menindaklanjuti semua pekerjaan proyek yang ca beres di KK. (tro/oni)

Ishak Sugeha

Curah Hujan Meningkat

Senior Kami

HALAMAN 7

Abdul Razak Bunsal

berharga bagi torang, agar senantiasa waspada,”kata Ketua DPRD Abdul Razak Bunsal SE, baru-baru ini. Ditemui terpisah, anggota Komisi I Syamsudin Djalamudin, bahkan mendorong BPBD untuk menyiagakan Taruna Siaga Bencana (tagana) yang ada di setiap desa. “Kepada instansi teknis, untuk dapat menyiagakan tagana, agar ancaman banjir dan tanah longsor dapat dideteksi sedini mungkin,”tambah ketua DPC Gerindra Bolsel, yang pernah merasakan langsung bencana alam menerjang Bolsel beberapa waktu lalu. (tro/oni)

JP PHOTO

RAKER: Menteri Pehubungan EE Mangindaan didampingi sejumlah pejabat Kementerian Pehubungan mengikuti Rapat Kerja dengan Komisi V di Gedung DPR, Jakarta, Selasa (29/1). Rapat Keja ini membahas tindak lanjut Hasil Pemeriksaan Semester I Badan Pemeriksa Keuangan Tahun 2012 terhadap Kementerian Kemeneteian Pehubungan.

Brenti Ba Jual Miras

Rumoroy: Dilakukan, Brenti Jo Bagate Terwujud

KOTAMOBAGU — Kalau Polda Sulut, dikenal dengan slogan Brenti Jo Bagate, guna menekan terjadinya kriminalitas yang dipicu oleh minuman keras (miras). Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Kotamobagu (KK), rupanya memiliki slogan yang memiliki pengertian yang sama, dalam menekan peredaran

miras. Seperti yang disampaikan Kadir Rumoroy. Politisi Partai Keadilan Sejahtra (PKS) ini, selain mengajak pihak kepolisian,pemerintah dan seluruh elemen masyarakat untuk sama sama memberantas minuman keras (miras), dengan cara mengurangi produksi miras yang kini beredar luas dimasyarakat. Slogan Brenti Jo Bagate, harus dibarengi dengan slogan Brenti Jo Bajual miras. Menurutnya, kalau kedua slogan ini, benarbenar diterjemahkan, maka tidak ada lagi orang yang ba gate “Slogan brenti jo bagate,

harus dibarengi dengan slogan brenti jo ba jual, karena kalau sudah tidak ada penjual otomatis pembelinya juga sudah tidak ada,”jelas Rumoroy kemarin. Dijelaskannya, kalau slogan berenti jo bajual benar-benar disosialisasikan, dengan disertai pengawasan di lapangan. maka dipastikan akan mengurangi jumlah kriminalitas khususnya di kotamobagu yang belakangan ini sering terjadi tawuran antar warga. ”Kriminalitas yang terjadi rata rata diawali oleh pesta miras,walaupun tak semuanya tapi menurut data kepolisisan aksi

Kadir Rumoroy

kriminal terjadi karena awalnya pelaku mengkonsumsi miras, sehingga setelah mabuk pelaku melakukan tindakan kriminalitas,”pungkas Abi, begitu ia akrab disapa. (mg4/tro/oni)

Gogagoman Minta Bak Air

Berkumandang pada Musrenbang Kelurahan KOTAMOBAGU — Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) tingkat Kelurahan terus berlanjut di Kotamobagu Barat. Setelah Mongkonai induk dan Mongkonai Barat, yang sukses menggelar agenda melibatkan semua elemen

masyarakat ini. Giliran warga Kelurahan Gogagoman yang angkat bicara, pada Musrenbang yang dipusatkan di kantor Kelurahan setempat, baru-baru ini. Kepada anggota legislatife (aleg), warga yang berada di jantung kota

itu, antara lain meminta Pemerintah Kota (Pemkot), untuk dapat merealisasikan pembangunan drainase dan sarana transportasi. “Drainase dan jalan mereka minta untuk dibangun dan direalisasikan, alasannya, ini penting guna memperlancar aktifitas masyarakat, dan memudahkan air yang mengalir di selokan men-

galir dengan lancer,”jelas Abdul Rifai Mokodompit SE, kemarin. Tidak hanya itu, tambah politisi Partai Bulan Bintang (PBB), yang dikabarkan menjadi incaran sejumlah kandidat di Pemilihan Walikota (Pilwako) ini, masyarakat juga minta dibuatkan bak air. “Dorang juga minta supaya pembangunan bak air direalisasikan, karena setiap tahun diusulkan mar sampe sekarang belum juga direalisasikan,”tambah Papa Nana, begitu ia akrab disapa. Dikatakannya, hasil Musrenbang Kelurahan Gogagoman, akan ditindaklanjuti di Musrenbang tingkat Kecamatan. “Aspirasi masyarakat ini, akan ditindaklanjuti di Musrenbang tingkat kecamatan, tentunya dengan harapan aspirasi masyarakat, dapat direalisasikan, karena ini menyangkut hajat hidup orang banyak,”ucapnya, lalu menambahkan kalau pihaknya akan berusaha maksimal untuk memperjuangkan aspirasi masyarakat. (tro/oni)


ART: MAULANA

R A DA R TOTA B UA N

TAJUK

Pergaulan & Kebodohan pun Bersatu BADAN Narkotika Nasional (BNN) menggelandang artis, Raffi Ahmad dari kediamannya di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan, Minggu 27 Januari 2013. Selain Raffi, badan anti-narkoba tersebut juga mengamankan pasangan selebriti Irwansyah dan Zaskia Sungkar dan politisi Partai Amanat Nasional (PAN), Wanda Hamida di lokasi sama. Bukan hanya keempat publik figur tersebut yang tengah berurusan dengan BNN. Dalam penggerebekan di pagi buta, BNN juga membawa 13 orang laki-laki untuk menjalani pemeriksaan oleh tim penyidik. Petugas BNN menyita dua linting ganja dan (Methylene Dioxy Meth Amphetamine (MDMA) atau alias ekstasi. Narkoba memang tidak kenal usia, pendidikan, dan latar belakang kehidupan. Setiap manusia bisa bergumul dengan barang haram tersebut. Bedanya, menjadi pengguna atau pengedar. Dari kaca mata apapun, kedua peran ini tetap salah dan sebagai bentuk kebodohan. Banyak faktor seseorang bisa menggunakan atau mengedarkan narkoba. Keluarga yang tidak harmonis, pergaulan bebas atau sekadar coba-coba. Terbanyak, manusia terjebak dalam rutinitas menggunakan narkoba hanya karena pergaulan. Tujuannya agar disebut gaul dan diterima kelompok bermainnya. Kondisi ini menyiratkan bahwa pergaulan dan kebodohan bersatu. Pergaulan sebenarnya tidak menyimpang. Sosialisasi antar manusia merupakan kebutuhan setiap manusia. Namun menjadi kelalaian bila pergaulan diiringi dengan menggunakan narkoba secara bersama. Sama-sama mabuk dan sebagai publik figur tidak menunjukkan contoh baik kepada masyarakat luas. Penangkapan terhadap keempat artis dan 13 orang lainnya menjadi peringatan bagi semua kalangan, termasuk artis yang berpeluang besar menjadi pengguna aktif narkoba. Bila mereka tetap menggunakan narkoba atas nama pergaulan, sama saja memberikan sumbangsih bagi pengedar untuk mengepakkan sayapnya. Upaya BNN memutuskan mata rantai pun tidak akan menuaikan hasil maksimal. Salah satu langkah BNN memutus atau bahkan membinasakan para pengedar dengan mengimbau para pengguna narkoba menjalani rehabilitasi atau penyembuhan. Bila melapor sebagai pengguna ke BNN, maka orang tersebut tidak akan terjerat dengan hukum. Namun diwajibkan menjalani rehabilitasi sampai benarbenar dinyatakan bersih dari zat adiktif. Dengan peran aktif para pengguna yang dalam undang-undang dinyatakan sebagai korban sangat dibutuhkan. Informasi terkait peredaran narkoba di negeri ini bisa diperoleh BNN. Sehingga BNN dengan mudah membekuk para pengedar hingga ke tingkat kakap. Sebaliknya, keengganan pengguna melapor ke BNN sama saja melakukan kebodohan dan melindungi peredaran narkoba di Indonesia. Apapun alasannya, BNN tetap harus berjalan sesuai rel atau undang-undang. Tidak hanya menangkap para pengguna, BNN juga harus mampu mengungkap para aktor pengedar narkoba di Indonesia, Pasalnya, hampir di semua sektor kehidupan manusia sudah terjangkit narkoba. Contoh nyata dan sangat membingungkan masyarakat adalah masuknya narkoba ke lingkungan Lembaga Pemasyarakatan (LP). Undang-Undang No. 35/2009 tentang Narkotika dan PP No 25/2011, menyuratkan mereka yang dinyatakan sebagai korban penyalahgunaan narkotika memiliki hak untuk disembuhkan dengan jalan rehabilitasi. Hak untuk mendapatkan pemulihan juga dikuatkan Surat Edaran Mahkamah Agung (SEMA) No 3/2011 tentang Penempatan Korban Penyalahgunaan Narkotika di Lembaga Rehabilitasi. Sejauh ini, undang-undang dan surat edaran MA memang belum efektif mengurangi jumlah pengguna narkoba sebara signifikan. BNN sepertinya perlu melakukan sosialisasi hingga ke tingkat organisasi paling bawah seperti Rukun Tetangga (RT). Pola pendekatan yang persuasif kemungkinan efektif dalam mengajak pengguna narkoba untuk menjalani rehabilitasi. (***)

Pahis Monimu

dari pembaca for torang samua

RABU, 30 JANUARI 2013

HALAMAN HALAMAN8 8

Ki TANGGAGAR Kalau Bagini Torang Banyak Pilihan Ha ha

Baliho Kandidat Pilwako So Mulai Bertebaran di Kota

aksi d e R o k g n

No

PEMBACA budiman, redaksi membuka ruang bagi seluruh masyarakat Bolaang Mongondow Raya, untuk menyampaikan saran atau keluhan pemerintah dan jajarannya tentang problem yang butuh penangganan cepat. saran atau keluhan dalam bentuk tulisan/foto diantar ke kantor Radar Totabuan, atau mellaui Facebook Radar Totabuan Pahis Monimu. Aspirasi ataupun tentang problem disekitar anda untuk rubruk SMS Pembaca juga dapat dikirim melalui HP. 082271592555

GALERY

Irgy/RADAR TOTABUAN

ANEH: Draft DP4 yang diberikan Pemkot Kota kotamobagu kepada KPU KK banyak kesalahan yang fatal. Terbukti , pada data soft copy dan hard copy didapati ada perbedaan angka dengan selisih yang lumayan banyak.

CATATAN

Menuju Pendidikan yang Berkwalitas

P

ENDIDIKAN yang berkwalitas merupakan impian semua Negara yang ada di dunia tanpa terkecuali. Untuk mencapai impian atau cita – cita maka kita perlu menyusun sebuah system mata

rantai yang saling mendukung sehingga semua komponen bangsa ini, berada didalam system untuk turut memikirkan kwalitas pendidikan yang ada di negeri ini. Kalau hal ini tidak dilakukan, maka perjalanan pendidikan kita semakin jauh ketinggalan dengan Negara – Negara yang pendidikannya sudah maju. Buktinya, kita mulai merasa tertinggal dengan Malaysia. Sederet prestasi yang diraih, diajang Internasional seperti Olimpiade. Tapi masih juga negera kita tertinggal… mari kita bersatu bersama membangun negara kita

PEMBINA PRESIDEN KOMISARIS KOMISARIS PRESIDEN DIREKTUR

lebih maju, lebih berkwalitas khususnya dalam dunia pendidikan..janganlah menjadi pemenang kandang..bayangkan dulu negara tetangga kita yaitu Malaysia menjadikan negara kita menjadi tempat berguru untuk menuntut ilmu, itu membuktikan negara kita diatas mereka.. tapi sekarang mengapa semua menjadi terbalik… ???jawablah dengan kesadaran sendiri di dalam hati masing-masing… masih pinginkah kita berada urutan paling bawah.. YANG PASTI TIDAK MENGINGINKAN… bukalah pikiran kita lebih maju lagi,,,YAKINLAH NEGARA ATAU DAERAH KITA BISA DAN JANGAN PERNAH UNTUK CUKUP MENGUCAPKAN KATA BERBANGGA ATAS SETIAP PRESTASI DIRAIH NEGARA KITA DI KANCAH INTERNA-

: Dahlan Iskan : Suhendro Boroma : Imawan Mashuri Urief Hassan : M. Tauhid Arief

TIONAL…MARI MAJU BANGSAKU..PASTI KITA BISA… Untuk menjawab impian pendidikan kita agar lebih berkwalitas maka ada beberapa langkah yang harus kita buat: 1. Sistem Penganggaran Pendidikan Dalam amanat Undang – Undang sitem Pendidikan Nasional nomor 20 Tahun 2003 Pasal 49 ayat 1 Mengatakan bahwa Dana Pendidikan selain gaji Pendidik dan biaya pendidikan kedinasan dialokasikan minimal 20% dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) dan Belnja daerah (APBD). Pertanyaan sudah sejauhmana penganggaran pendidikan yang dituangkan dalam APBN maupun APBD? Apakah amanat UU Sisdiknas 20 % penganggaran pendidikan sudah maksimal

dilaksanakan memacu penOleh ? Dua pertandidikan yang yaan tersebut ada di bangsa dapat dijawab ini. berdasarkan 2 . K o m i trealita yang men dan kondirasakan oleh sisten mewumasyarakat judkan penterhadap pedidikan yang layanan penberkwalitas didikan selaLahirnya Sande Makalalag ma ini. sebuah sistem Ketua PGRI Kotamobagu Pengangpendidikan gran Pendididi bangsa ini kan diharapkan lebih ber- merupakan bentuk komitdampak pada perubahan men kita semua ( Pemerkwalitas yang dihasilkan intah, Guru, peserta didik, oleh setiap satuan Pen- orang tua dan semua eledidikan yang dibuktikan men masyarakat )untuk outcome yang mampu mewujudkan pendidikan bersaing diskala nasional yang lebih berkwalitas bahkan Internasional. dan berdaya saing secara Secara bertahap dan terus global. Komiten terlahir menerus berupaya untuk karena ada keinginan mengalokasikan Dana untuk menjadikan penPendidikan dengan mem- didikan kita akan lebih perhatikan kekurangan bermutu. atau kelemahan-kelemaTapi apakah hanya denhan dalam system pen- gan komitmen pendidiganggaran Pendidikan kan kita bisa berubah ? sehingga kita mampu tentu tidak… Komitmen

kita harus seiring dengan kebulatan tekad ( komitmen ) untuk mewujudkan apa yang telah dirumuskan melalui system pendidikan kita dalam arti kata kita harus konsisten menjadikan bangsa ini akan lebih berkwalitas. Jadi Komitmen dan konsisten adalah sebuah mata rantai yang tidak terputus ibarat seperti dua sisi mata uang yang memiliki kekuatan yang sama. 3. Bekerja dengan hati Nurani Tugas dalam membangun dunia pendikan yang berkwalitas tidak mudah seperti membalikan kedua belah tangan kita, akan tetapi membutuhkan tanggungjawab yang besar bagi setiap pemangku kepentingan. Ini berarti bahwa impian kita bisa mencapai pendidikan yang berkwalitas apabila semua komponen bangsa ini dengan segala ketulusan

hati dan bekerja dengan hati nurani akan mampu melahirkan anak- anak bangsa yang lebih bermutu dan berdaya saing. Dan manakala hati yang bekerja tentunyan apa yang kita berikan kepada mereka ( peserta didik) akan menjadi catatan dalam memory mereka yang tidak akan pernah hilang dalam ingatan orang orang yang mendapatkan sentuhan dari para guru. Itulah hati yang telah dipenuhi dengan cahaya (Hati Nurani) yang tunduk pada nilai-nilai kebaikan dan kebenaran yang termanifestasikan dalam perilaku keseharian baik di rumah, di lingkungan dan di tempat kerja ( disekolah) dengan sikap-sikap positif, sikap yang penuh tanggung jawab dan sikap yang penuh gelora untuk menampilkan yang terbaik dalam kehidupan, serta diri yang tak pernah

menyia-nyiakan waktu dan kesempatan karena sadar bahwa inilah saatnya untuk mengukir sejarah kehidupan dengan tinta emas perilaku dan akhlaq yang agung. Hati yang bersih dan sikap yang terbaik, itulah yang dapat membuka pintu Rahmat Allah dan curahan segala kasih sayangNya. Semoga tulisan ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang peduli dengan impian pendidikan yang berkwalitas. mendambakan kerja ibadah dan menemukan rahasianya, semoga pula mampu membawa ke arah kesadaran yang tertinggi pada diri-diri kita untuk dapat menampilkan yang terbaik dari sisa usia kita di dunia ini dengan menghidupkan hati dimana saja dan kapanpun saja,disetiap pekerjaan kita untuk selamanya. Amiin……! (***)

DIREKTUR/PEMIMPIN REDAKSI: Taufik Adam; DEWAN REDAKSI: Asep Sabar, Fadjrin Lamato, Maryono Anau; REDAKTUR EKSEKUTIF: Asep Sabar, Fadjrin Lamato, Maryono Anau; REDAKTUR: Junius Dilapanga, Yokman Muhaling, Sumitro Dolot; ASSISTEN REDAKTUR : Tauffan Damopolii; STAF REDAKSI: Abdul Rahman Momintan, Musliyadi Mokoagow, Rensa Bambuena; SEKRETARIS REDAKSI: Tessa Mokodompit; FOTOGRAFER: Harry Tri Atmodjo (Redaktur Foto), Ir Gilalom; PRACETAK: Gufran Mamonto (Koordinator), Maulana Baubabong, Irwan Ramly; BIRO-BIRO: Dharma Eka Korompot (Bolmong Selatan), Irfani Alhabsyi (Bolmong Utara), Chendry Mokoginta (Bolmong Timur), Mawardi Mamonto (Manado); PEMASARAN: Bustaman Lantong (Koordinator), Martopo Maani, Romi Linggatu, Stevanus; STAF ADMINISTRASI: Rena Pasakay, Hartuti Kandoli; IKLAN: Mildawati Hassan (Koordinator), Muliadi Paputungan; DESAIN IKLAN: Wirabuana Peri; KEUANGAN: Frangky Charles; ADMINISTRASI KEUANGAN: Kartika Aprilia Manoppo; INFORMATION TECNOLOGY (IT): Jonly Tumiwang; OMBUDSMAN MANADO POST GRUP: Max Rembang (Ketua), Ais Kai, Hinca I.P. Pandjaitan. ALAMAT: Jln. Karel Sasuit Tubun No. 143 Kelurahan Sinindian Kecamatan Kotamobagu Timur, Kota Kotamobagu, Telp: 0434-2628765 Fax: 0434-2628756, KANTOR PERWAKILAN MANADO: Jln. Babe Palar No. 54 Gedung Manado Post Center, Manado, Telp: 0431-855558. PERWAKILAN JAKARTA: Gedung Graha Pena Lt. 6. Jln. Kebayoran Lama 12 Jakarta Selatan, Telp: 021-53699509, Fax: 021-5328487. PERWAKILAN SURABAYA: Gedung Graha Pena Jln. Ahmad Yani 88 Surabaya, Telp: 031-8283333, Fax: 031-8285555.


RADAR TOTABUAN RABU, 30 JANUARI 2012

ART: MAULANA

HALAMAN 9

Informasi Harga Barang Kebutuhan Pokok Masyarakat di Pasaran Kotamobagu BAHAN POKOK PANGAN Beras : - PL Biasa (Sultan) Gula Pasir Eks Gorontalo Minyak Goreng : - Bimoli Botol - Tanpa Merk Daging : - Sapi Murni - Ayam Broiler - Ayam Kampung

BAHAN POKOK PANGAN Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp. Rp.

TELUR : 8.500 /Kg - Telur Ayam Broiler - Telur Ayam Kampung 11.600 /Kg Susu Kental Manis : - merk Bendera 11.250 /620ml - merk Cap Nona 10.000 /Ltr Susu Bubuk : - merk Bendera 80.000 /Kg - merk Indomilk 45.000 /Ekr - merk Dancow 90.000 /Ekr

PERTAMBANGAN

Bisnis Tambang Emas Mengiurkan

BEBERAPA wilayah di Bolaang Mongondow Timur memiliki kandungan emas yang cukup potensial untuk diekplorasi. Dimana wilayah-wilayah yang sering dijadikan Wilayah Pertambangan Rakyat (WPR) memiliki kandungan emas adalah Tobongon, Lanut, Kotabunan namun masih banyak wilayah yang belum terjamah oleh tangan-tangan manusia. Menurut Muhammad Suiri, salah satu penambang tradisional, mengatakan sekarang ini banyak penambang dari wilayah Bolmong Raya yang sebelumnya mencari peruntungan di Namlea. Namun karena kondisi keamanan yang tidak menentu banyak yang balik dan mencari peruntungan di daerah sendiri, ada yang kembali ke pertambangan emas di wilayah Dumoga dan Bakan serta sebagiannya lagi ke wilayah Boltim. ”Untuk wilayah Boltim, yang paling banyak diminati warga penambang untuk mencari emas diantaranya Tobongon, Lanut dan Kotabunan tepatnya di Panang. Mengingat harga emas sekarang ini sangat menjanjikan. Kadar emas 90 persen harga pergramnya bisa mencapai Rp. 500 ribu, sedangkan kadar emas 70 Rp. 300 lebih pergramnya,” terang pria yang baru saja kembali dari Ambon ini kepada Radar Totabuan kemarin. Herry, salah satu pemerhati pertambangan, mengatakan sekarang wilayah pertambangan rakyat dijamin oleh pemerintah, karena berdasarkan Pasal 1 ayat 32 UU No. 4 Tahun 2009 tentang Pertambangan Mineral dan Batubara (UU Minerba), Wilayah Pertambangan Rakyat (WPR) adalah bagian dari wilayah pertambangan dimana kegiatan usaha pertambangan rakyat dilakukan. ”Sehingga wilayah pertambangan di BolAvanza Hitam mong Raya semakin banyak, namun hal Tahun 2009 ini pulalah yang mekerusakan Angsuran 3 Tahun, nyebabkan lingkungan, mulai dari Sudah dibayar 7 kali cemaran logam berat hingga longsor,” (Lebih Untung) terang pria yang juga Berminat?? Hubungi.. alumnus F-MIPA salah satu perguruan tinggi di Makasar ini. (mus/cep)

DIJUAL/TAKE OVER

0813 4665 2292

Rp. Rp.

1.200 /Btr 2.500 /Btr

Rp. 7.300 /390gr Rp. 7.700 /390gr Rp. 28.600 /400gr Rp. 24.750 /400gr Rp. 29.850 /400gr

Jagung Pipilan Kering Garam Beryodium : - Bata - Halus Tepung Terigu - Kompas Sabun: - Lux - Lifeboy - Rinso

JANUARI 2013 BAHAN POKOK PANGAN & BANGUNAN

Rp. 3.500 /kg Rp. - /buah Rp. 2.800 /kg Rp. 7.500 /Kg Rp. 2.100 /buah Rp. 1.850 /buah Rp. 14.800 /Kg

Kacang Kedelai : - Eks Impor - Lokal Mie Instant : - Ayam Bawang Cabe : - Cabe Merah Besar - Keriting - Biasa/Rawit Tomat

Rp. Rp.

8.800 /Kg 7.600 /Kg

Rp.

1.400 /bks

Rp. Rp. Rp. Rp.

45.000 20.000 50.000 15.000

/Kg /Kg /Kg /Kg

Bawang Merah Bawang Putih

Rp. 15.000 /Kg Rp. 22.000 /Kg

Ikan Asin Teri

Rp. 95.000 /Kg

Kacang Hijau Kacang Tanah Ketela Pohon

Rp. 15.000 /Kg Rp. 15.000 /Kg Rp. 5.000 /Kg

Semen : Besi Beton : - 6 mm - 8 mm - 10 mm - 12 mm Paku Biasa 1/5 cm

HASIL PERTANIAN Rp. 65.000 /sak Rp. 28.500 Rp. 48.500 Rp. 71.000 Rp.107.000 Rp. 13.500

/ujung /ujung /ujung /ujung /ujung

Kopra Cengkih Vanili: - Basah - Kering Coklat Kopi Biji Gula Rafinasi Kedelai Eks Impor

Rp. 3.000 /Kg Rp. 115.000/Kg Rp. Rp. Rp. 15.000 /Kg Rp. 20.000 /Kg Rp.13.000/Kg Rp. 8.500/Kg

Sumber :

Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Kotamobagu Tahun 2013

Harga Cengkih Masih Rp. 120 Ribu cengkih tumpang Petani Terus man sari dengan kayu cendterangnya sambil Budidayakan ana,” mengangkut bibit cengkih ke mobil bak terbuka Cengkih BOLTIM — Tingginya harga cengkih di pasaran saat ini membuat petani cengkih terus mengembangkan tanaman cengkih di lahan-lahan tidur, mengingat kondisi harga cengkih di pasaran sekarang ini sangat menjanjikan. Bayangkan, perkilogramnya cengkih sekarang ini mencapai harga Rp. 115 ribu hingga Rp. 120 ribu. Ridwan, salah satu pelaku usaha, mengaku tertarik membudidayakan tanaman cengkih, mengingat harga cengkih di pasaran sekarang yang mashi mahal. “Sekarang ini saya menyiapkan bibit tanaman cengkih sekitar 1000 pohon, mengingat luas lahan berkisar tiga hektar lebih. Tapi saya mengembakan tanaman tumpang sari, yakni tana-

miliknya kemarin. Hal senada juga diungkapkan Hendrik, salah satu petani. Kata dia, untuk cengkih yang mulai berbuah berkisar umur 7 hingga 10 tahun, petani cengkih harus rajin merawat tanamannya, tidak hanya menyiangi saja tapi juga harus merawat menggunakan pupuk tanaman. “Dengan demikian produksi cengkih akan maksimal, sebab selama ini saya melihat petani hanya menyiangi dengan cara membersihkan rumput, tapi tidak menggunakan pupuk. Sehingga banyak tanaman cengkih yang produksinya kurang maksimal, apalagi harga cengkih sekarang ini masih sangat bagus,” terang kepada Radar Totabuan kemarin. (mus/cep)

CENGKIH: Harga cengkih terus saja meninggi. Karena itu para petani tetap mempertahankan tanamannya sambil menunggu musim panen tahun ini.

Program Hibah AusAid Dipertanyakan Diduga ada Permainan BOLMONG - Ditahun ini pemerintah Australia melaksanakan program hibah pendanaan untuk penyediaan air minum kepada kabupaten di Indonesia. Hibah tersebut diberikan secara bertahap hingga tahun 2014 mendatang. Dan, dana itu baru bisa cair setelah pemerintah daerah merealisasikan program tersebut. Tahun 2010 merupakan tahap awal ditandatangani naskah perjanjian penerusan hibah (NPPH) dengan angka AUD 25 juta untuk membangun 42.300 unit sambungan rumah (SR). Kabupaten Bolaang Mongondow merupakan salah satu daerah yang ‘kecipratan’ hibah tersebut. Kabarnya terfokus di empat kecamatan pe-

sisir, yakni Kecamatan Poigar, Kecamatan Bolaang, kecamatan Lolak dan kecamatan sangtombolang. Seluruh program di Bolmong dilakukan sepenuhnya oleh PT. Multi Tehniktama Prakarsa (MTP) yang merupakan perusahaan jasa konsultasi dari Jakarta. MTP dipercaya penuh menjadi kontraktor menjalankan program Baseline Survey and Socializatian For Water Hibah 2012 atas prakarsa Kementerian Pekerjaan Umum dan AUSaid di Bolaang Mongondow kerjasama dengan PDAM Bolaang Mongondow yang berkantor di kelurahan Biga, Kecamatan Kotamobagu Utara. Sasaran program ini untuk mendapatkan data base jumlah calon penerima manfaat dan data gambar lokasi calon penerima manfaat water hibah dari Australia Aid.

Proses awal Base Line Survey pada awal November 2012 oleh tim lapangan Aus Aid yang terdiri dari empat mahasiswa lokal mengaku mengalami banyak masalah lantaran data base pihak PDAM kurang mendukung dan ketidakakuratan data base PDAM. “Namun telah diakui pihak PDAM saat kami dilapangan, tapi oleh tim survey sudah diperbaiki,” kata Anwar, tim survey 2012. Ketika akan menjalankan project Survey Socializatian For Water Hibah, lanjut Anwar, pihaknya tidak lagi terlibat. Padahal sudah mengikuti rapat dan training, “setelah seminggu menunggu ternyata Yatrin Kaniu, pihak konsultan MTP mengaku telah menyerahkan Survey ini ke PDAM dan pihak konsultan meninggalkan Bolmong 11 Januari kemarin dengan kondisi survey belum selesai. Sehingga menimbulkan asumsi dari anggota survey yang lain bahwa PT. MTP telah mengabaikan pekerjaan konsultan dan tidak profesional. Ini bisa mengakibatkan kecurigaan publik bahwa PDAM ada main mata dengan konsultan, sehingga mengakibatkan kerugian atas nama baik perusahaan daerah.”

“Yang kami tahu, program sambungan hibah air bersih untuk 1000 rumah tangga masyarakat berpenghasilan rendah ini, menunjukkan komitmen pemerintah daerah, khususnya PDAM, dalam melakukan berbagai upaya untuk meningkatkan akses masyarakat berpenghasilan rendah. Program ini juga dimaksudkan sebagai insentif bagi Pemda untuk meningkatkan perhatian

kepala daerah kepada sektor air bersih di daerah masingmasing.” Seharusnya, lanjut dia, konsultan harus benar-benar independen dan profesional melakukan Baseline Surver dan program, bukan tunduk kepada pihak penerima bantauan atau penyedia bantuan, dalam hal ini PDAM. “Karena dengan melakukan tugas dan tanggung jawab dengan sebaik-baiknya berarti kita menjaga ke-

percayaan pihak pendonor yakni pemerintah Australia melalui Aus Aid,” kata Yuni, aktivis perempuan Bolmong. Sayangnya, saat akan melakukan konfirmasi, Direktur Utama PDAM, Nini Wantasen, sedang tidak berada di tempat. Upaya terus dilanjutkan via telepon dan tetap saja tidak tersambung tapi malah direject atau dimatikan. (mg6/cep)


RADAR TOTABUAN

BOLMUT

HALAMAN 10

RABU, 30 JANUARI 2013

ART: JC_DONDO

PILKADA

Cabup Pargab Bakal Kesulitan Maju CALON Bupati Hamka yang diusung Partai Gabungan (Pargab) saat mendaftarkan diri ke Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Bolmut pada Senin 14 Januari 2013 lalu, bakal mendapat kesulitan. Pasalnya, Hamka sendiri belum mendapatkan rekomendasi dari pimpinannya (baca: bupati) menyangkut keinginannya mencalonkan Hamka diri sebagai bupati pada Pilkada 8 Mei 2013 nanti. Sekadar diketahui status Hamka sendiri saat ini masih berstatus seorang Pegawai Negeri Sipil (PNS). Dan jika berniat maju pada panggung pilkada atau mencalonkan diri sebagai salah satu calon perlu mendapatkan izin dari pimpinan daerah. Selain itu sampai saat ini pun Hamka belum melaporkan dirinya, baik secara lisan atau tulisan ke instansi pemerintah yakni Badan Kepegawaian dan Diklat Daerah (BKDD) Bolmut. Hal ini ditegaskan Kepala BKDD melalui Kepala Bidang (Kabid) Perencanaan dan Disiplin PNS, Abdul Mutoh Daeng Mulisa SPd. Menurut Daeng Mulisa bahwa pihaknya belum menerima pemberitahuan secara resmi dari yang bersangkutan (Hamka, red). “sampai saat ini belum ada surat dari yang bersangkutan yang memohon izin untuk ikut mencalonkan diri pada pilkada mendatang,” jelas Mutoh, Selasa (29/1). Dirinya juga menjelaskan jika hal tersebut tidak diindahkan otomatis Hamka dengan sengaja melangkahi aturan yang ada.” Restunya harus dari Pejabat Pembina Kepegawaian (PPK) dan bila itu diabaikan maka yang bersangkutan melangkahi Undang-Undang (UU) Nomor 8 Tahun 1974 tentang PNS serta dipertegas dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 53 Tahun 2010 soal disiplin PNS,” terangnya serius sambil menyebut jika terbukti melanggar aturan tersebut maka dirinya akan dikenai sanksi sesuai ketentuannya yang berlaku bahkan hingga ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN). (ril/ryo)

Rolling Menghantui

Awal Februari Hamdan Kocok Kabinetnya BOLMUT - Rolling pejabat di lingkup Pemda Bolmut, untuk tahun 2013 ini dikabarkan akan digelar pada awal bulan Februari mendatang. Bocoran yang didapat, Bupati Hamdan Datunsolang (HD) akan mengocok kabinetnya. Dan

infonya juga penyegaran kali ini adalah rolling besar-besaran untuk pejabat eselon III dan IV. “Awal-awal Februari rolling dilakukan lagi dan rolling kali ini besar-besaran,” ujar sumber resmi yang enggan namanya dikorankan,

Selasa (29/1). Sementara itu, Kepala Badan kepegawaian dan Diklat Daerah (BKDD) Bolmut, Drs Jusuf Lakoro yang juga jadi bagian dari anggota tim Badan Pertimbangan Pangkat dan Jabatan (Baperjakat), tidak mengelak bahwa isu penyegaran kabinet tersebut akan segera digelar dilakukan. “Dekat-dekat

ini akan ada penyegaran lagi, namun soal waktu saya juga belum tahu,” ujar Lakoro, kemarin. Ditanya apakah benar bahwa rolling kali ini bupati akan melakukan penyegaran di jajaran eselon II, III dan IV, Lakoro mengatakan untuk rolling ini akan ada dua tahap. “Tahap pertama penyegaran di jajaran eselon III dan

IV. Sedangkan eselon II kemungkinan akan menyusul,” terangnya serius. Namun ketika ditanyakan soal nama-nama pejabat eselon III dan IV yang masuk zona rolling, Lakoro belum bisa mengomentarinya. “Itu bukan hak saya, karena saya hanya anggota baperjakat yang berwenang di sini adalah pimpinan,” tandas Lakoro. (ril/ryo)

Hamdan Datunsolang

Pasca Banjir Penyakit Mengancam

tian serius oleh pemerintah setempat, khususnya dalam bidang kesehatan. Pasalnya, sisa genangan air dan becek akibat bajir beberapa hari lalu, bisa menyebabkan timbulnya sumbersumber penyakit bagi warga. Ancaman penyakit CEPAT TANGGAP: Pemerintah harus sesegera mungkin menangkal demam berdarah ancaman penyakit yang siap menyerang korban bencana banjir. dengue (DBD), diare, muntaber, BOLMUT - Pasca ban- wilayah Bolmut baru-baru gatal-gata serta jir yang melanda sebagian ini, perlu mendapat perha- beberapa penyakit lainnya,

kini menghantui warga yang terkena dampak luapan air tersebut. Warga pun meminta agar pemerinta melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) Bolmut, untuk meninjau dan melakukan langkah antisipasi pencegahan penyakit pasca bencana alam ini. “Kami berharap dinas kesehatan dapat turun meninjau serta melakukan langka pencegahan timbulnya penyakit akibat banjir kemarin,” ujar Rusmin Mokodompis, ketua Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Bolmut ini.

Antisipasi penyakit yang perlu dilakukan saat ini, lanjut Mokodompis menjelaskan yakni soal DBD, diare dan gatal-gatal. “Fogging di daerah-daerah rawan DBD, memberikan obat-obatan kepada masyarakat yang terserang penyakit gatal-gatal serta diare, ini yang harus secepatnya di lakukan,” pintanya. Sementara itu, Kepala Dinas Kesehatan Sitty Sabriana Buhang ketika dikonfirmasi mengatakan pihaknya sedang melakukan langkah-langkah pencegahan di lapangan, khususnya di lokasi yang

terkenak dampak banjir. “Kami sudah menurunkan tim dari dinas, serta puskesmas-puskesmas se Bolmut untuk melakukan antisipasi dini menyangkut penyakit-penyakit yang kemungkinan muncul pasca banjir kemarin,” ujar Buhang, Selasa (29/1). Sampai saat ini pun, lanjutnya menjelaskan belum ada kasus-kasus serius yang terjadi pasca bencana alam. “Alhamdullilah kondisi saat ini masih terbilang belum terlalu besar dan keluhanpun masih terbilang kecil,” terangnya. (ril/ryo)

Program Fisik Segera Posumah: Surat Edaran Sudah Diedarkan ke SKPD BOLMUT - Dalam waktu dekat ini Pemkab Bolmut segera mengumbar program-program tahun 2013. Program-program yang akan mulai dipublikasikan tersebut meliputi kegiatan fisik, pengadaan barang serta sejumlah proyek-proyek lainnya. Dimana pempublikasian program yang

tertata dalam Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Bolmut tahun ini, akan langsung di akses melalui Lembaga Pelelangan Sistem Internet (LPSI) yang suda mulai dioptimalkan fungsinya oleh pemkab setempat. Menurut Sekkab Drs Reky Posumah MSi pihaknya sudah menyurati Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD) khususnya yang memiliki program-program kegiatan fisik atau proyek yang harus ditenderkan untuk segera menyiapkan Rencana Umum Pengadaan (RUP). “Edarannya sudah

dimulai Senin kemarin, dimana kami telah meminta kepada SKPD yang memiliki program seperti proyek-proyek yang harus ditenderkan untuk segera menyiapkan RUP-nya,” kata Posumah. Mantan Kepala Dinas Pendidikan Kota Bitung ini mengatakan hal tersebut sudah selayaknya cepat direalisasikan. Pasalnya program tersebut telah tertata dalam pagu anggaran APBD 2013. “Lebih cepat lebih baik proses realisasi programnya berjalan, karena semua itu untuk pembangunan dan untuk masyarakat Bolmut juga.

Jadi hasilnya kita semua yang menikmatinya,” jelas Posumah. Dia menambahkan, untuk proses publikasinya nanti akan langsung melalui LPSI, karena untuk tahun 2013 ini, semua proyek yang ada harus ditenderkan melalui lembaga resmi ini. “Program kegiatan yang ada, khususnya proyek-proyek akan melalui LPSI semuanya, karena sudah menjadi aturannya seperti itu,” tambah Papa Rya sapaan akrab sekkab. Sementara itu, salah

satu instansi yang memiliki program kegiatan tahun 2013 yakni Dinas Pekerjaan Umum (PU) dan Kimpraswil Bolmut mengatakan pihaknya sudah menerima surat edaran tersebut, dan RUP-nya sedang dalam proses. “Kemungkinan Februari sudah mulai dipublikasikan di LPSI, dan bulan Maret mulai jalan programnya,” sebut Kepala Dinas PU Didik A. Soetopo ketika ditemui terpisah kemarin. (ril/ryo)

Recky Posumah


R A DA R TOTA B UA N RABU, 30 JANUARI 2013

ART: JC_DONDO

Anne Hathaway

PARFUM

Cinta Lahir Dari Kesamaan Bau

CINTA mungkin buta, tapi ia masih bisa dicium baunya. Sebuah studi yang dilakukan peneliti Max Planck Institute mengindikasikan bahwa orang suka bau tubuhnya sendiri dan cenderung menggunakan wewangian yang memperkuat bau itu. Dalam studinya, peneliti melibatkan 22 partisipan perempuan. Mereka diminta untuk mandi dengan sabun tertentu. Setelah itu mereka menggunakan parfum berbeda di setiap ketiak. Satu parfum dibuat dari material yang diciptakan dari bau orang lain, sementara parfum lainnya berisi molekul semacam major histiocompatibility complexes (MHC) yang dikenakan di baju. MHC adalah sekumpulan gen yang terdapat pada semua vertebrata. Hasilnya, pada perempuan yang tidak sakit pilek dan bukan perokok aktif, mereka lebih memilih ketiak yang memberkuat bau mereka sendiri. Peneliti juga menemukan bahwa ketika mencium bau mereka sendiri, bagian otak kanan tengah teraktivasi. Bagian otak ini dikaitkan dengan keseimbangan emosional dan pandangan diri. Dari hasil studi ini, peneliti mengatakan bahwa manusia cenderung untuk memilih bau tubuhnya sendiri dan ingin memperkuat bau itu buat orang lain. Seseorang, kata peneliti, juga cenderung mencari pasangan yang melengkapi bau sebagaimana yang orang lain punya. “Kebijaksanaan biologi evolusioner saat ini adalah kita dan binatang lain bereproduksi secara seksual hanya karena dalam cara ini kita bisa bertahan hidup dan berpacu dengan penyakit-penyakit infeksi,” kata seorang peneliti, Milinski, sebagaimana dilansir dari Medical Daily. Hal tersebut berarti memilih pasangan dengan immunogen yang saling melengkapi adalah tujuan dari seleksi seksual. “Pada vertebrata mungkin informasi tentang immunogen seseorang ditransmisikan melalui bau. Maka, sangat penting,” lanjut Milinski. Imunogen adalah zat yang mampu menimbulkan respons imun spesifik berupa pembentukan antibodi atau kekebalan sel, atau keduanya.(tco)

LOWO N G A N K E RJA

1. MEKANIK 2. SALES HINO Syarat / Ketentuan:

- Laki-Laki/Perempuan, umur Minimal 19 Tahun - Pendidikan terakhir minimal SMK/SMA Lamaran dikirim ke Dealer HINO Cabang Kotamobagu Jl. K.S. Tubun, Sinindian (Kompleks Bank BRI unit Bogani)

HALAMAN 11

Musuhi Katie Holmes DIAM-DIAM si cantik Anne Hathaway memendam kebencian mendalam pada Katie Holmes. Bintang “The Devil”s Wear Prada” itu, hingga kini menganggap perkawinan Katie dengan Tom Cruise, hanya bertujuan mendongkrak karier artis serial TV Dawson Creek semata. “Anne dan Katie adalah musuh lama,” kata sumber tabloid National Enquirer, yang dikutip Selasa (29/1).

Menurut sumber tadi, kebencian Anne bertolak belakang dengan figurnya yang kerap digambarkan ke publik sebagai wanita ramah dan baik hati. Dimata Anne, Katie mau dikawini Tom hanya karena ingin mendapatkan koneksi di Hollywood. Jika sudah didapat, maka akan mudah bagi Katie untuk mendapat peran yang dikehendaki. Karena kekesalan inilah,

bukan hal aneh wanita bernama lengkap Anne Jacqueline Hathaway, kerap mengolok-olok Katie di belakang punggung. Pernikahannya Katie dan Tom yang berakhir dengan perceraian tentunya jadi bahan ledekan selanjutnya. Termasuk pula penampilan Katie yang bagi Anne tak pernah ada yang matching. “Anne tak pernah menganggap Katie sebagai artis, dan Katie sadar benar

kebencian

Anne itu,” ungkap sumber tadi. (jpnn)

Zaskia dan Irwansyah

Kami Tidak Bersalah BADAN Narkotika Nasional membebaskan tujuh orang yang ditangkap dalam penggerebekan pesta narkoba di rumah Raffi Ahmad, pada Ahad (27/1) lalu. Dari tujuh orang tersebut, dua diantaranya adalah Zaskia Sungkar dan Irwansyah. “Saksinya banyak dan kami tidak bersalah,” kata Zaskia dalam konferensi pers di Gedung BNN, Selasa 29 Januari 2013. Zaskia menjelaskan, kedatangannya ke rumah Raffi Ahmad adalah hanya untuk meminta

tanda tangan Raffi terkait kerjasama dalam rumah produksi. “Kami datang sudah ada pengeledahan. Saya dan suami saya (Irwansyah) serta Turki datang untuk minta tanda tangan untuk kerjasama PH kami dan Raffi,” ujarnya. Suami Zaskia, Irwansyah juga menyatakan tidak terbukti bersalah. “Ini kami sudah menerima surat pelepasan dari BNN, kami bertujuh tidak terbukti jadi terdakwa,” ujarnya. Juru bicara BNN,

Komisaris Besar Sumirat Dwiyanto mengatakan dibebaskannya tujuh orang tersebut karena tidak cukup bukti untuk dilakukan penahanan atau ditingkatkan ke proses penyidikan. “Mereka kami kembalikan ke keluarganya, karena secara tes urine hasilnya negatif dan tidak ditemukan cukup bukti,” kata Sumirat dalam konferensi pers di gedung BNN, Selasa 29 Januari 2013. Tujuh orang tersebut, yaitu Irwansyah, Zaskia Sungkar, Turki, Mira, Muhammad, Roni Wijaya, dan Tufatun Nafi. Sumirat menjelaskan Irwansyah, Zaskia, dan Turki, datang pada saat penggeledahan hampir selesai. “Jadi mereka dateng belakangan, saat kami hampir selesai melakukan penggeledahan, kami bawa karena untuk

melakukan pemeriksaan dan dinyatakan tidak cukup bukti.” Sementara, empat orang lainnya, saat penggerebekan sedang tidur di lantai atas. “Ada satu wanita (Mira) dan 3 orang laki-laki yang berasal dari Jawa Timur, mereka datang sekedar main dan tiba pada pukul 11 malam, tidur dan bangun pada pukul 4 pagi. Mira juga tidak mengetahui apa yang terjadi pada saat itu, jadi semuanya kami kembalikan ke keluarga masing-masing,” ujar Sumirat. Pada Ahad dinihari, 27 Januari 2013, BNN melakukan penggerebekan rumah Raffi Ahmad di Jalan Gunung Balong Kavling

VII Nomor 16 I, Lebak Bulus, Jakarta Selatan. Kala itu, Raffi tidak sendiri. Ia tengah bersama belasan temannya, termasuk anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DKI Jakarta, Wan-

da Hamidah. Dan kala penyidik menggeledah rumah itu, pasangan selebriti Irwansyah serta Zaskia Sungkar datang. Keduanya pun ikut diboyong ke kantor BNN. (tco)

KPAI

Artis Pengguna Narkoba Jadi Panutan Anak

EMPAT sosok publik berurusan dengan Badan Narkotika Nasional (BNN), termasuk pembawa acara dan artis peran Raffi Ahmad, sesudah kediaman Raffi di Jakarta digerebek oleh BNN dengan dugaan penyalahgunaan narkoba di rumah itu, Minggu (27/1/2013) subuh. Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) mengungkapkan kekhawatiran mereka sehubungan dengan kejadian tersebut,

mengingat sosok publik, termasuk artis, merupakan panutan bagi para penggemarnya. Selain merusak diri dengan menyalahgunakan narkoba, artis yang menggunakan narkoba secara tidak langsung memberi contoh yang tak pantas bahkan mengancam moral anak Indonesia yang mengidolakannya. “Artis kan banyak penggemarnya. Ia secara tidak langsung memberikan contoh yang tidak baik kepada yang mengidolainya, terutama anak-anak,” kata Maria Advianti, Sekretaris KPAI/Komisioner bidang Pornografi dan Narkotika, dalam jumpa pers di Kantor

KPAI, Jalan Teuku Umar No 10, Menteng, Jakarta Pusat. Maria meminta kepada semua stasiun televisi dan media massa untuk mengadakan tes urine berkait dengan penyalahgunaan narkoba sebelum mengontrak artis, dan tidak menampilkan artis yang terbukti menyalahgunakan narkoba. “Meminta untuk semua stasiun TV, terutama untuk tidak mengontrak artis yang menyalahgunakan narkotika, serta mengimbau ke-

pada pemilik dan pengelola stasiun TV agar melakukan tes urine indikasi narkotika terhadap semua artis yang bekerja,” ujarnya. Selain itu, KPAI juga meminta kepada para penegak hukum, terutama BNN, untuk mengusut tuntas secara transparan kasus Raffi dan kawan-kawan. “Jangan mentang-mentang dia public figure, jadi dilepas. Nanti malah menjadi contoh, bagi anak-anak terutama, yang sering nonton televisi,” ucap Maria. (kmc)

Apieex Shop

DISTRO PUCHIET

KAOS * KIDDROCK * BLACK ID * VOGARD

* STARCROSS

* SEEPHILIS * DEFLY * BEGAN

SEPATU

ROLLINK - ROLLINK - SHOCKID - VANHOUTTENS - SURFING/PS - Macam - Macam Sepatu dll.

* ROLLINK * VANHOUTTEN * SHOCK ID

CABANG PUCHIET:

- Jln. A. Yani Depan SMA Negeri 3 Kotamobagu - Jln. Datoe Binangkang Depan Salon Ayu/ Pegadaian - Jln. Mogolaing Samping Dealer Adira - Jln. Depan Pegadaian

HP. 085221243777/081244443577

Promo Desember

Discount 10% ALL ITEM

Jl. Datu Binangkang Dpn Pegadaian Syariah Tlp: 08124444357 7 085240163196


PEMERINTAH DAERAH

RADAR TOTABUAN

KOTAMOBAGU Sukseskan Hari Pers Nasional 2013

TEMA: “MENGEMBANGKAN PUSAT PERTUMBUHAN EKONOMI BARU MENUJU KEBANGKITAN SULAWESI UTARA SEBAGAI PINTU GERBANG INDONESIA KAWASAN ASIA PASIFIK”

Drs Hi Djelantik Mokodompit ME Susilo Bambang Yudhoyono DR.SinyoHarrySarundajang WALIKOTA KOTAMOBAGU PRESIDEN RI GUBERNUR SULUT

RABU, 30 JANUARI 2013

ART: GUFRAN

PENDIDIKAN

MAN Kotamobagu Gelar Maulid

MAN: Dapat Penghargaan Madrasah Terbaik.

PELAKSANAAN Maulid Nabi Muhammad yang diselenggarakan di Madrasah Aliyah Negeri (MAN) Kotamobagu, Selasa (29/1) kemarin, berlangsung khikmad. Acara Mauled tersebut dihadiri Kasi Pendidikan Islam Kementrian agama Kotamobagu, Muchtar Ranggai S. Ag dan ustadz Dani Pontoh, SPi, MHi serta utusan dari berbagai sekolah yang ada di kotamobagu. Dalam Hikmah Maulidnya Ustadz Dani mengharapkan kepada siswa-siswi untuk lebih meningkatkan lagi mutu pendidikan di bidang agama Islam, juga mengutamakan mutu pengetahuan iptek serta disamping mempererat tali silahturahmi. ”Peningkatan mutu pendidikan dibidang agama Islam denan menjaga selalu silahturahmi antar umat beragama, agar terciptanya kerukunan antar umat beragama,” kata Ustad Dani. Menariknya, disela-sela perayaan Maulid ada pemberian piala kepada MAN Kotamobagu dari Kepala Kantor Kementrian Agama yang diwakili Kepala Seksi Pendidikan Islam. MAN Kotamobagu dianggap sebagai sekolah madrasah berprestasi tingkat Provinsi Sulawesi utara. ”Saya juga berharap dengan adanya piala sebagai sekolah yang berprestasi bisa lebih meningkatkan mutu pendidikan di daerah Bolmong raya juga sampai ke provinsi, sebagai mana harapan dari kita semua,” ungkap Kepala Sekolah MAN Kotamobagu. (mg1*/cep)

HALAMAN 12

Perjuangan PBMR Harus Santun Djelantik: Kedepankan Adat Leluhur Mongondow KOTAMOBAGU — Semangat perjuangan Provinsi Bolaang Monggondow Raya (P-BMR), yang dilakukan berbagai elemen masyarakat BMR, mendapatkan apresiasi dari Pemerintah Kota (Pemkot) Kotamobagu, dalam hal ini Walikota Kotamobagu, Drs. Hi. Djelantik Mo-

kodompit, ME. Menurut walikota perjuangan yang dilakukan oleh semua elemen masyarakat saat ini adalah bagian dari sebuah tuntutan perubahan yang diinginkan masyarakat. “Namun hendaknya dapat dilakukan dengan lebih santun dan terus berlandaskan adat istiadat kita sebagai orang Mongondow yakni Mopobahasaan yang baik dan loby-loby yang baik pula,” ujar walikota. Perjuangan P-BMR adalah perjuangan bersama, apalagi terkait keinginan tersebut mendapatkan respon positif dari

pemerintah provinsi Sulawesi Utara, dalam hal ini Gubernur Sinyo Harry Sarundajang. “Seperti kita ketahui bersama gubernur telah membuka diri terkait perjuangan ini. Dan hal ini telah disampaikan beliau kepada tim presidium yang pada beberapa waktu lalu menghadap ke beliau (gubernur),” jelas mantan anggota DPR-RI dua priode ini. Untuk itu, dalam kesempatan ini, kata Djelantik, pihaknya menghimbau kepada masyarakat BMR, terlebih khusus Kota Kotamobagu, untuk dapat menciptakan kondisi yang aman terkait menggapai

apa yang menjadi cita-cita kita bersama mewujudkan P-BMR. “Karena dengan perjuangan yang tidak terarah, apalagi berujung anarkis, tentu akan merugikan kita bersama,” imbaunya. Djelantik, mengajak seluruh elemen masyarakat untuk dapat bahu-membahu bersama dengan pemerintah 5 kabupaten/kota melakukan loby-loby guna mewujudkan apa yang diidam-idamkan tersebut. Ditempat berbeda, sejumlah elemen masyarakat yang tergabung Komite Rakyat untuk Pembentukan provinsi BMR saat

melakukan demo Selasa (29/1) kemarin, meminta agar pemerintah provinsi Sulut, dalam hal ini Gubernur dapat segera mengeluarkan nota persetujuan terkait tuntutan pemekaran BMR menjadi provinsi. “Pemerintah provinsi Sulawesi Utara harus segera membawa nota pengantar persetujuan dari gubernur Sulawesi Utara,” teriak salah satu orator, Syarif Mokoginta, yang juga Dosen di Universitas Dumoga Kotamobagu disambut yel-yel setuju oleh massa pendemo. Pasalnya, menurut pendemo, draf proposal yang

Djelantik Mokodompit

dikirimkan panitia pembentukan P-BMR sudah sejak lama, namun hingga kiini belum ditindaklanjuti oleh pemerintah provinsi Sulawesi Utara. (man/cep)

Data Koperasi Dimutakhirkan Kadisperindagkop: Waspadai Penipuan Berkedok Investasi KOTAMOBAGUGuna mengantisipasi dugaan praktik-praktik penipuan melalui koperasi yang belakangan ini marak terjadi disejumlah daerah, Pemerintah Kota (Pemkot), melalui Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) akan melakukan pemutakhiran data koperasi di kotamobagu. Rencana ini, menurut Kepala D i s p e r i n d a g , adalah bagian dari kegiatan rutin tahunan yang dilakukan instansinya. “Sampai saat ini belum ada praktik penipuan lewat koperasi di Kotamobagu. Kami pun berharap demikian, karena itu antisipasinya melalui pemutakhiran data koperasi yang aktif dan tidak aktif, dan hal ini rutin kami lakukan pada setiap tahun,” terang Hamzah. Dari data yang ada diinstansinya, tercatat jumlah koperasi di kotamobagu mencapai 204 unit. Namun jumlah koperasi yang aktif berdasarkan data 2012 hanya 71 unit. Paling banyak jenis koperasi simpan pinjam. “Banyaknya

koperasi tidak aktif yang perlu diwaspadai, termasuk bila ada koperasi yang menjanjikan keuntungan lebih dibanding keuntungan yang diberikan bank. Kalau ada koperasi dengan sistem investasi itu pasti penipuan. Apalagi dengan jumlah keuntungan 100 persen, bahkan 200 persen. Karena itu, bila ada kegiatan yang mengatasnamakan koperasi tetapi prakteknya seperti bank mohon dilaporkan,” pintanya. Dijelaskan kadis, banyaknya koperasi yang tidak aktif akibat belum adanya kesadaran dari pengurus koperasi. Selama ini banyak koperasi yang semata-mata hanya mengharapkan bantuan permodalan dari pemerintah daerah. Banyak juga koperasi yang tidak mengikuti prosedur, seperti memiliki anggota minimal 25 orang dan rutin melaksanakan Rapat Anggota Tahunan (RAT). “Pemutakhiran ini sekaligus pembenahan. Bila tidak ada perubahan, maka koperasi yang tidak akif akan ditutup,” tegasnya. (man/cep)

F-DOKUMEN

HONDA: Perhatian Pemkot Kotamobagu terkain nasib honda K1 dan K2 tidak setengah-setengah. Ini dibuktikan dengan komunikasi yang dilakuakn secara intensif BKDD dengan Kementerian PAN dan RB di Jakarta.

Honda K1 dan K2 Jadi Perhatian Nasrun: Pemkot Tunggu Keputusan Pusat KOTAMOBAGU — Proses pengajuan honorer daerah (honda), baik kategori I dan II, untuk diangkat menjadi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS), masih terus menjadi perhatian Badan Kepegawaian Dan

Diklat Daerah (BKDD) Kotamobagu. Menurut Kepala BKDD, Drs. Nasrun Gilalom, pihaknya maupun Walikota, Drs Djelantik Mokodompit, ME, hingga kini tidak hanya tinggal diam untuk dapat menyelesaikan proses peralihan status tersebut. “Apa yang menjadi hasil pertemuan bersama tim Kemen PAN & RB, hingga saat ini terus kami komunikasikan,” terang Nasrun, saat ditanyakan janji Kemen PAN & RB untuk menyelesaikan per-

soalan honda, khususnya K1 pada akhir Januari ini. Meski belum mendapatkan jawaban yang pasti terkait hasil pertemuan tersebut, Nasrun meyakini masalah honda, khususnya K1 akan terselesaikan dengan waktu yang tidak terlalu lama lagi. Disingung soal proses honda K2, Nasrun mengatakan bahwa hal tersebut juga tetap diproses oleh instansinya. Bahkan kabar terakhir yang didapat, seluruh berkas ke 150 honda K2 sudah berada di BKN Provinsi, menunggu jadwal pengumuman dari BKN pusat terkait uji publik. “Soal K2 disemua daerah tinggal menunggu jadwal dari pusat terkait pengumuman uji publik

Nasrun Gilalom

yang hingga saat ini belum ada petunjuk resminya,” ungkap Nasrun. Yang pasti, menurut penjelasan Nasrun, pemkot akan tetap terus bersaha dapat menyelesaikan persoalan honda hingga bisa segera tuntas seperti apa yang diharapkan. (man/cep)


HUKUM & KRIMINAL

RADAR TOTABUAN

RABU, 30 JANUARI 2013

ART: JC_DONDO

Pemuda Mongondow Bersimbah Darah

NOMOR TELEPON PENTING PLN PAM

KK Induk Induuk KK KK RS Datoe Dat a oe Binangkang BBiinan angk g an gk a g Kebakaran Keba Ke baka kara rann Polres Po es Bolmong Bol olmong ngg Mobil Mobil Jenazah Mob Mo Jenaazaah Mobil Mobi Mo b l Ambulance Am mbu bula lanc la ncee nc

((0434) 04434 34) 4) 21244 21 (0434) ( 434) (0 4334) 4 23024 23 (0434) ( 434 (0 4334) 21917 21 (0434) (04334) 24428 (0 24 (0434) (0434 0434) 25111 04 2 25 085240870684 08852 5 40 4087 0 (0434) (04 0 34)) 21181 21 081356483930 081335648 081244243970 0812 08 812 124424 081340884455 08134088 081244254582 08124425

Diduga Dianiaya Tetangga dengan Lilang

LINTAS KRIMINAL

Hakim Diculik Bandar Narkoba ISKANDAR Agung ternyata membongkar kedok kejahatannya sendiri. Betapa tidak, hakim yang dalam proses skors dan pemecatan dari PN Aceh Tengah tersebut, ditangkap Polda Aceh atas barang bukti sabu-sabu seberat 24,1 gram. Barang haram tersebut bahkan belum dibayar lunas, sehingga dirinya diculik bandar narkoba. Penangkapan tersangka diamini Dir Narkoba Polda Aceh Kombes Pol Dedy Setyo Yudho, dalam konpresi pers pada Senin (28/1) siang. “Iskandar status hakim yang diskor, kami tangkap atas kepemilikan sabusabu,” jelas Kombes Dedy. Awalnya polisi menerima laporan penculikan, Rabu (23/1) dari pacar tersangka yakni Linda. Perempuan tersebut mengadu bahwa teman prianya disandera 6 pria tak dikenal di Kaju. Ternyata di TKP yang disebutkan sumber, aparat hanya menemukan Yong bersama Iskandar. Selidik punya selidik, aksi penculikan didasari atas hutang jual beli sabu senilai Rp20 juta yang belum dibayar tersangka. “Iskandar mengaku telah menggunakan sabu sebanyak 2 sendok (pipet). Sisanya kami temukan di flapon kamar mandi di rumahnya di Lam Paseh,” jelas Dedy. Setelah melakukan test urine, Iskandar dan Yong positif telah menggunakan narkoba. Mereka langsung ditetapkan sebagai tersangka. Sebelumnya Iskandar merupakan Hakim di pengadilan negri Aceh Tengah. Namun yang bersangkutan pernah tertangkap di Lampung, pada 23 November 2010 dengan kasus yang sama. “Pengakuan baru sekali ini memakai narkoba, hasil penelitian sudah berulang kali. Mengingat transaksi sudah saling percaya karena dalam jumlah banyak,” tambahnya. Terkait peristiwa kemarin, staff Pengadilan Tinggi Aceh Benny SH yang turut hadir dalam pemeriksaan polisi memberi keterangan, bahwa Iskandar hakim dalam proses skors serta pemecatan di Aceh Tengah. Di lokasi terpisah, Ikbal Ismail selaku salah satu dokter THT rumah sakit umum di Banda Aceh, turut digelandang petugas Polda. Ia tertangkap atas laporan warga Lubok, Ingin Jaya pada Kamis (24/1) lalu. Barang buktinya adalah 1 gram sabu, disita bersama tersangka di dalam pondok. Sementara seorang rekannya kini dalam pengejaran petugas, saat digerebek sekira pukul 01.00 wib. (jpnn/aji)

KOTAMOBAGU – Sahril Mokobombang (28) warga Desa Mongondow Kecamatan Kotamobagu Timur, kini harus menjalani perawatan medis di UGD RS Datoe Binangkang Kotamobagu karena mengalami luka cukup serius. Pasalnya, Sahril diduga dibacok tetangganya sendiri Senin (28/1) sekira pukul 19.00 Wita. Menurut saksi mata Ramli (41), asal muasal kejadian berawal saat Sahril mendengar kabar kakak perempuannya dipukul AC alias Aco (30-an). “ Dia dengar depe kakak Aco ada tinju di muka padahal depe kaka cuma ada tanya tu anak-anak kacili ada bakalae,” ujarnya. Ramli menambahkan, saat Sahril mendekati kakaknya yang sedang adu mulut dengan Aco, tiba-tiba Aco mulai semakin marah dengan

mengambil parang. “Dia lia Aco so ambe lilang dia lari dusu depe kakak, mar dia tabanting, disitu aco bage deng lilang pa Sahril,” akunya. Saat ditemui diruang perawatan korban menuturkan saat punggungnya kena parang ia bangkit dan terus berlari sampai ia menoleh Aco sudah tidak terlihat. ” Pe kana deng lilang kita masih badiri kong lari sampe so nda dapa lia pa dia, terus kita cari tamang deng sudara minta tolong antar akang ka rumah sakit karena so kaluar darah banya kita pe blakang,” aku korban. Kapolsek Kotamobagu Kompol Efendi Manoppo membenarkan kejadian tersebut. Saat ini lanjut Kapolsek, mereka sedang melakukan pengejaran terhadap pelaku karena melarikan diri. (mg1/ mg3/aji)

F-DOKUMEN

PEMILUKADA DAMAI: Mendekati pelaksanaan Pemilukada di Bolmut, Polres Bolmong menurunkan 300 personil untuk pengamanan Pilkada Bolmut. Tampak apel personil Polres Bolmong beberapa waktu lalu.

Bentor Vs Truk, 2 Warga Masuk Rumah Sakit KOTAMOBAGU – Kecelakaan Lalulintas melibatkan bentor dengan truk terjadi di Kelurahan Biga, Kotamobagu Utara sekira pukul 14.00

ARS Home Stay Melayani sewa kamar/kontrakan harian, mingguan, bulanan. Lokasi strategis depan tempat Fitness & Kolam Renang. Tersedia tempat parkir dijamin aman & nyaman.

w i t a Selasa (29/1) kemarin. Informasi berhasil dihimpun di Tempat Kejadian Perkara

(TKP), kejadian berawal saat bentor DB 5400 DO dikemudikan Dela bermaksud mengantar penumpang di kelurahan Biga. Ketika bentor hendak berputar arah kembali lagi k e arah

HUBUNGI:

0812 446 8533

AKUPRESORE PISCOSMATIC REFLEKSIOLOGI THERAPY MODERN

IZIN DINKES NO.: 440/D.02-KES/XII/2011

AHLI MENGOBATI SEGALA MACAM PENYAKIT KRONIS BUKA PRAKTEK TIAP HARI JAM: 08.00 - 20.00 WITA (HARI LIBUR TETAP BUKA)

SPESIALIS STROKE / LUMPUH / KANKER / TUMOR LANGSUNG DITANGANI PAKARNYA: - Tumor kandungan (rahim) kanker payudara, kanker prostat, tumor otak, penyakit sembuh sampai ke akar-akarnya - Radang lambung (maag kronis/akut) 1 paket obat 2x terapi sembuh total - Liver, hepatitis, 2 paket obat 3x terapi langsung sembuh - Mata rabun, rabun dekat/jauh/rabun tua, kornea mata glukoma, mata minus/plus, buta warna, katarak (bebas kaca mata) 1 paket obat langsung sembuh - Lemah syahwat, impotensi, ejakulasi dini, spontan ereksi, dan tahan lama 3x terapi lebih jantan dari semula Buktikan! - Keputihan separah apapun 1 minggu sembuh total - Tidak punya keturunan = 3 kali terapi perut langsung isi - Sesak nafas separah apapun 15 menit langsung lega/ringan PRAKTEK MENETAP: Jln. Raya AKD Desa Kosio Timur (bergaransi). - Stroke / Lumpuh Eskemik / Vartigo terhentinya saluran darah ke otak akibat penyumbatan - Stroke / Lumpuh Hemorragik : (Pecahnya pembuluh darah ke otak yang disebabkan oleh faktor Hipertensi / Tekanan darah tinggi akibat pembuluh darah yang tidak berfungsi secara normal) - Anemia (Tekanan darah rendah) - Kolesterol, jenis kanker / tumor, wasir, prostat, kencing batu - Asam Urat, Diabetes, ayan (Epilepsi) Gondok Steroit - Serangan jantung / koroner, kista, telinga bernanah Dengan metode Multi Therapi Herbal dalam waktu 7 hari, bisa langsung dirasakan hasilnya.

Mudah sekali untuk mendapatkan seribu macam obat tetapi sangat sulit untuk mendapatkan 1x dalam pengobatan. Klinik Central Theraphy “Chin Hau” Solusinya. MOTTO CHIN-HAU

Inspirasi bagi yang sehat, Motivasi bagi yang sakit

Kotamobagu, tiba-tiba truck DB 8660 AZ dikemudikan JJ Reepi (60) menuju Kelurahan Upai menabrak bentor, hingga sang sopir bentor dan penumpangnya mengalami luka-luka. ” Sopir bentor serta anak sekolah yang menjadi penumpang Defita Eyata, mengalami benturan di bagian punggung dan kini sedang

Leo Defretes

(Harga Terjangkau)

Jl. Fajar Bulawan Mogolaing

KLINIK CENTRAL TERAPY CHIN - HAU RAMUAN SUPER MUJARAB

Dusun I RT I Kec. Dumoga Barat (Komp. Pertigaan Kosio Timur) CABANG: Jln. Raya AKD Desa Langagon I Dusun II RT IV Kec. Bolaang (Inobonto) HP. 081244930402 - 085396215550 (NO SMS)

HALAMAN 13

PAKAR PENGOBATAN SPESIALIS VITALIS PRIA & WANITA SOLUSI TEPAT UNTUK MENGATASI MASALAH SEKSUALITAS ANDA LANGSUNG DITANGANI AHLINYA

Ustadz ADAM

dar i B anten

IJIN: B.04/06.13/DSP.5/12/2003

METODE PENGOBATAN REFLEKSI & KEBATHINAN: Pasien diperiksa dulu secara teli , guna mengetahui k kelemahan urat syaraf dan pembuluh darah yang terganggu seputar alat vital, masalah keinginan Anda untuk hal yang satu itu bisa Anda minta langsung sama Ustadz ADAM. Insya Allah istri Anda langsung puas dan bangga pada Anda. Manusia dak pernah puas, apalagi soal satu itu, begitu juga wanita ingin tampil beda, berbagai cara mereka lakukan, agar bisa melotot mata se ap lelaki. Maka dari itu susuk dan minyak khusus serta ramuan keperkasaan yang Ustadz ADAM bawa dari daerahnya pedalaman Banten. Insya Allah semua itu dengan izin yang maha kuasa kamu hanya sebagai perantara saja, hakikat penyembuhan seja hanya Allah. Dijamin dak ada efek samping alamia, dak disun k / silikon. Bebas untuk semua agama tanpa batas usia. Ustadz Adam secara hikma Insya Allah bisa mengoba berbagai macam keluhan / penyakit seper : Insya Allah 25 Menit MENGHILANGKAN BEKAS SUNTIKAN / SILICON PRIA: - Menambah Ukuran Alat Vital Besar & Panjang - Ejakulasi Dini - Lemah Syahwat - Sipilis / Kencing Nanah - Mani Encer - Impotensi - Kencing Manis/Diabetes - Kurang Gairah/Loyo - Tidak Bisa Ereksi/Ma Total - Ingin Kuat, Keras - Tahan Lama Tanpa Doping

Sudah Anda Rasakan

UMUM: - Memperkencang, Memperindah, memperbesar Payudara - Merapatkan Vagina - Pasang Susuk Kecan kan - Pelet Super (Memikat Lawan Jenis) - Cepat Dapat Jodoh - Ingin Punya Keturunan - Mengunci Pasangan Agar Tidak Selingkuh - Merukunkan Rumah Tangga - Pelaris Usaha Dagang

HARI LIBUR TETAP BUKA

Jam Praktek 08.00 - 21.00 Wita

- Jual Beli Tanah / Rumah - Menambah Kewibawaan - Pengasihan - Memudahkan Melamar Pekerjaan - Mandi Kembang - Kepu han/Pektay

0 Rb R Rp.60 MAHA si Gra s a Konsult mur Hidup Seu n e n a Perm RANSI BERGA

Alamat: Jln. Bayangkara No.12 Sampana Tengah - Kotamobagu Kamar No. 1A Samping Praktek Dokter Teguh Wijayanto SPa. HP. 081244171771, 081360060509

dirawat di rumah sakit Monompia,” ujar salah satu warga. Kasat Lantas polres Bolmong AKP Leo Dedi Defretes SH SIK membenarkan adanya kecelakaan tersebut.

Saat ini pihaknya sedang melakukan penyelidikan guna mengetahui secara pasti penyebab kecelakaan.” Kini kita lakukan penyelidikan akibat kecelakaan tersebut,” tutupnya. (mg1/aji)

Saksi Akui Lihat Terdakwa Lakukan Pembunuhan KOTAMOBAGU – Sidang kasus pembunuhan di Kelurahan Gogagoman, Kecamatan Kotamobagu Barat terus berlanjut. Selasa (29/1) kemarin, sidang dipimpin Majelis Hakim Juply S. Pansariang SH.MH, Anggota Nur Dewi Sundaria SH dan Cristiany Paula Kaurong SH, M.Hum dengan Jaksa Penuntut Umum (JPU) pengganti Chairul Mokoginta SH, dilakukan pemeriksaan saksi. Terungkap dalam persidangan, korban Musran Datao meninggal dunia, karena ditombak di bagian

perut kiri oleh terdakwa BA alias Budi. ‘’ Saya melihat terdakwa melakukan pembunuhan terhadap korban,’’ aku empat saksi dia ntaranya, Rahmat Datao dan Sadam Husain. Terdakwa sendiri dijerat pasal 338 KUHP. Sidang akan dilanjutkan pekan depan. Sekadar diketahui, kasus pembunuhan terjadi pada Selasa (16/10) 2012 lalu, sekira pukul 03.00 wita di Pasar Ikan Kelurahan Gogagoman Kecamatan Kotamobagu Utara. (mg1/ aji)


ya, “Terwujudnya Bolmong yang Berbudaya, Berdaya Saing dan Sejahtera”

R A DA R TOTA B UA N

HALAMAN 14

RABU, 30 JANUARI 2013

ART: MAULANA

SOSOK

Matang di Usia 41

LAHIR di Desa Mogoyunggung, Kecamatan Dumoga Timur, 29 Januari 1972 lalu, Wakil Bupati (Wabup) Bolmong ,Yanny Ronny Tuuk STh, Selasa (29/1) kemarin, genap berusia 41 tahun. Banyak harapannya di hari yang penuh bahagia kemarin. Salah satunya mewujudkan Kecamatan Dumoga bersatu menjadi satu daerah otonom baru, Kabupaten Bolmong Tengah (Bolteng), bersama- sama dengan masyarakat di sana. “Harapan saya, di usia yang semakin matang ini, saya bisa menjawab seluruh tanggungjawab dan amanah yang diembankan rakyat kepada saya. Khususnya bagaimana di masa sekarang, Kabupaten Bolteng terwujud, sebab itu adalah titipan rakyat Dumoga bersatu kepada saya sebelum maju di Pilkada lalu,” terang Tuuk, di sela acara syukuran atas kegenapan usianya ke- 41, kemarin. Selain itu, ia ingin terus mengabdikan diri kepada daerah dan rakyat tercinta yang telah memberinya amanah hingga menggapai sukses dalam karir politik. Ia sadar apa yang dicapainya saat ini berkat dukungan serta doa dari rakyat Bolmong, dan atas ijin dari Tuhan Yang Maha Esa. “Untuk membalas semua kepercayaan rakyat hanya dengan berbuat dan berbuat. Itu sudah menjadi tekad saya, selain berdoa kepada Tuhan,” ungkap ayah dari Kezhya Tuuk dan Matthew Tuuk itu. Sementara itu, kemarin di Rumah Makan (RM) Putri, Kopandakan II, digelar acar syukuran secara sederhana untuk perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) wabup. Hadir kepala Pengadilan Negeri (PN) Kotamobagu, Aris Bawono Langgeng SH MH, sejumlah kepala Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD), kerabat serta tokoh agama. Setelah itu wabup dan keluarga mengunjungi Panti Asuhan Pononiungan. Di sana wabup memberikan bantuan, lalu dioakan anak panti. (zha/yok)

IRGY/RADAR TOTABUAN

MENANTI FEBRUARI: Kabar bulan januari rolling pejabat akan digelar kayaknya bergeser lagi. menurut informasi mutasi pejabat tersebut akan digelar bulan februari.

Bolmong Kekurangan Penyuluh Pemkab Usul Penambahan Personil BOLMONG - Upaya Pemkab Bolmong memajukan dunia pertanian, perkebunan, perikanan dan kehutanan, terhalang dengan kurangnya tenaga

penyuluh. Saat ini standar satu desa satu penyuluh belum terpenuhi. Menurut Kepala Badan Penyuluh Pertanian, Perkebunan, Perikanan

2 Pejabat Esellon III Bakal Dipromosi BOLMONG – Bupati Bolmong, Hi Salihi Mokodongan, telah mengantongi nama- nama pejabat esellon II yang akan dimutasi. Bukan sekadar wacana lagi. Tapi orang nomor satu di pemerintah Bolmong tersebut sudah memegang hasil konsultasi

yang diajukan ke Pemprov Sulawesi Utara (Sulut). Karena itulah ia sudah memastikan melaksanakan rolling pejabat pada awal Februari mendatang. “Hasil konsultasi dengan pemprov sudah diminta dijemput sejak pekan lalu. Awal Februari itu

Advertorial

DPRD Akui Kematangan YRT Kematangan Bawa YRT Sukses Waktu terus bergulir, kematangan dan kedewasaan datang beriringan. Di usia ke- 41, sejumlah kesuksesan mengiringi langkah Wakil Bupati (wabup) Bolmong Yanny Ronny Tuuk STh (YRT). Pengabdian dan kerja keras telah membuat bangga rakyat. Dalam bingkai kebersamaan dan semangat membangun daerah tercinta Bolmong.

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) KABUPATEN BOLMONG mengucapkan

Selamat Hari Ulang Tahun ke-

41

kepada

Wakil Bupati KABUPATEN BOLMONG

Yanny Ronny Tuuk STh

Tuhan kiranya selalu menganugerahkan nikmat kesehatan, kekuatan dan kesempatan dalam berkarya, mengabdi dan berjuang membangun bumi Bolmong. Motompiaan, Mototabian, bo Mototanoban.

Hi Abdul Kadir Mangkat SE KETUA DPRD BOLMONG

Hi Jacobus Jemmy Tjia S.Sos WAKIL KETUA DPRD

dan Kehutanan (BP4K) Bolmong, Ir Hj Channy Wayong ME, saat ini tenaga penyuluh organik yang ada di Bolmong baru 165 orang. Sementara, jumlah

Fonie Popie Pandeirot S.Pd WAKIL KETUA DPRD

Dra Atlia Kansil SEKRETARIS DPRD

Salihi Mokodongan

tidak ada lagi pergeseran, nanti tanggal dan harinya apa, itu disesuaikan dengan agenda kerja pemkab,” kata bupati, ketika dihubungi via ponselnya, Selasa (29/1) kemarin. Bupati menegaskan, rolling yang akan dilaksanakannya tidak berkaitan dengan momentum politik di dua daerah yang ada di Bolmong Raya (BMR). Dia juga menjamin tidak ada pejabat titipan sebagaimana yang gencar diisukan. “Intinya, pejabat yang akan dipakai sebentar nanti bukan titipan politik, tetapi mereka (pejabat) yang mau bekerja untuk pemerintahan, dan mau membangun daerah ini bersama,” jelasnya. Penempatan pejabat sesuai dengan disiplin ilmu yang dikuasai akan diterapkannya. Sementara itu, pada rolling nanti, akan ada dua pejabat esellon III yang bakal dipromosikan dijabatan esellon II. “ Ada dua pejabat eselon III akan dipromosikan ke eselon II,” pungkasnya tanpa menyebut nama kedua pejabat. (zha/yok)

desa yang ada sebanyak 200 desa. “Masih dibutuhkan 60 orang penyuluh lagi,” terangnya Channy, Selasa (29/1) kemarin. Upaya yang dilakukan, saat ini pihaknya sudah mengusulkan penambahan tenaga penyuluh. “Kami sudah membuat permohonan kepada pemerintah pusat. Yang diusulkan tahun 2012 sebanyak 60 orang,” katanya. Penyuluh yang ada saat ini ada 29 orang yang berstatus Tenaga Harian

Lapangan (THL). Upah gaji khusus untuk tenaga honor yang relatif kecil penyuluh organik, sering mreka keluhditambah denkan. ‘’Meski demikigan tunjangan an mereka tetap profesi,” tanbekerja dengan baik. das Channy. Setiap penyuluh (zha/ mendapatkan yok) upah honor dari pemerintah pusat Rp400 ribu, ditambah honor dari provinsi sejumlah Rp150 ribu. Itu belum termasuk tunjangan fungsional dan Channy Wayong


RADAR TOTABUAN RABU, 30 JANUARI 2013

NASRUN KOTO ....

Sambungan dari Halaman 1

fesional muda ini tampil santun dan berwibawa. Nasrun jadi pusat perhatian elemen masyarakat Kota Kotamobagu (KK) di tengah-tengah hiruk pikuk percaturan politik Pemilihan Walikota (Pilwako) 2013. Bahkan, bendahara umum BKPRMI Sulut ini, jadi rebutan para Calon Walikota (Cawali). Meski namanya baru muncul akhir-akhir ini sebagai bakal calon Wakil Walikota (Cawawali), namun, ti-

LIDYA ‘GOYANG’ ....

Sambungan dari Halaman 1

Lidya Jowangkay, makin keruh. Setelah melapor ke Polda Sulut atas dugaan Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) dan perjinahan, kali ini Lidya melaporkan suaminya Ai ke Dewan Pengurus Daerah (DPD) Gerindra Sulut. “ Tadi saya sudah melapor ke Gerindra Sulut. Besok saya akan melapor ke BK Dekab (Dewan Kabupaten). Inti laporan ini agar dia (Ai) dipecat sebelum kami cerai,” tulisnya via Blackberry Massanger

335 HONDA ....

Sambungan dari Halaman 1

Sipil (PNS), sampai kini masih menggantung. Pemerintah Daerah (Pemda) setempat tidak berani memberi garansi mengenai kelulusan honda K2, sebab semuanya terghantung dari keputusan pusat. Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Bolsel, Risnawati Mantang, dalam keterangannya men-

INGIN AJAK ....

Sambungan dari Halaman 1

kelahiran Solo, Januari 1972, itu resmi dipromosikan sebagai senior lecturer di kampusnya. Sebuah posisi yang sudah termasuk tinggi dan terhormat di dunia akademis Inggris. Sebab, jabatan itu dua tingkat di bawah full professor. Apalagi, institusi pendidikan yang mengeluarkannya adalah universitas yang masuk daftar 50 perguruan tinggi terbaik dunia versi Times Higher Education edisi terakhir (2012). Berselang empat hari kemudian, Ketua Unit Kerja Presiden Bidang Pengawasan dan Pengendalian Pembangunan (UKP4) Kuntoro Mangkusubroto mengundang Yanuar untuk bertemu. Pertemuan dihelat di Kantor UKP4 di Jalan Veteran 3, Jakarta Pusat. Kebetulan saat itu Yanuar mudik. Dalam pertemuan itulah, peneliti dan pengajar yang mendapat predikat akademisi terbaik se-Universitas Manchester pada 2009 tersebut ditawari pemerintah Indonesia untuk pulang. Lewat Kuntoro, dia diminta bergabung di institusi yang bertanggung jawab langsung kepada presiden tersebut sebagai asisten ahli kepala UKP4. “Saya ingin Mas Yanuar pulang ke Indonesia. Yang saya tawarkan bukan gaji, bukan fasilitas, tapi kesempatan untuk berbakti kepada negara ini lebih konkret,” kata Yanuar, menirukan tawaran Kuntoro waktu itu. Ajakan to the point dari mantan menteri pertambangan tersebut akhirnya memaksa Yanuar untuk mempertimbangkan masak-masak. Dia sempat bingung. Menurut dia, keduanya sama-sama menarik dan menjanjikan. Setelah melalui proses panjang, terutama diskusi dengan istrinya, Dominika Oktavira Arumdati, Yanuar dengan berat hati harus memutuskan untuk pulang ke tanah air. “Kalau saya hanya memikirkan gaji dan uang, tentu tidak saya ambil (ajakan Kuntoro). Kalau saya hanya memikirkan kenyamanan hidup, tentu saya tidak akan ambil tawaran Pak Kun (Kuntoro, Red),” kisahnya.

HALAMAN 15

dak kalah dengan kandidat yang telah jor-joran sosialisasi sejak setahun silam. Paman -panggilan akrab kerabat dekatnya, malahan dikabarkan membuat dua partai besar, yaitu Partai Golkar (PG) dan Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) jatuh hati. “Sebagai pendatang baru di panggung politik. Nasrun Koto dilihat sebagai sosok yang bersih, aman dipasangkan dengan siapapun. Apalagi, NK memiliki kesiapan serius dari segala aspek bila dibandingkan dengan kandidat

papan dua lainnya,” kata Rahmat Alhabsy mantan aktifis STIE Widya Darma Kotamobagu yang sering terlibat dalam penelitian sosial politik dan kemasyarakatan. Disisi lain, penampilan suami dari Armi Mufida Thalib ini dalam penyampaian visi misi di markas PG, Selasa (29/1) siang, diapresiasi seluruh kader partai beringin. Diantar keluarga dekat dan ratusan pendukung yang membuat sesak aula pertemuan, Nasrun menitikberatkan tiga poin sebagai tekadnya

membangun KK ketika mendampingi Djelantik Mokodompit. Pertama, menjadikan KK sebagai pusat pertumbuhan ekonomi di Bolmong Raya. Kedua, membangun kehidupan sosial budaya masyarakat di bidang pendidikan, kesehatan dan sosial kemasyarakatan, dengan tetap berlandaskan pada budaya dan adat istiadat Bolmong. Dan ketiga, menciptakan pemerintahan yang bersih, profesional dan transparan, serta berorientasi pada pelayanan publik. Me-

nariknya, pada kesempatan yang juga dihadiri sang bakal calon tunggal Walikota dari PG Drs Hi Djelantik Mokodompit, ketua alumni SMA Negeri 2 Kotamobagu ini menyatakan merebut posisi top eksekutif bukanlah tujuan untuk memperkaya diri. “Alhamdulillah, apa yang ada saat ini sudah lebih dari cukup. Maju di pilwako semata-mata untuk mengabdi kepada masyarakat dan daerah,” kata Notaris yang dikenal dengan jaringan luas ini. Sementara itu ada hal

menarik terungkap dari penyampaian visi misinya, yakni NK rela meninggalkan tugasnya sebagai notaris padahal di saat yang sama harus mengurusi

(BBM) yang dikirim ke wartawan Radar Totabuan, Selasa (29/1) kemarin. Dia mengaku pernah mengalami kekerasan fisik dari suami. Bahkan, sudah lama dia curiga suaminya memiliki hubungan spesial dengan perempuan lain. “ Suami seperti apa yang tidak memberi nafkah kepada istri dan anaknya. Saya pernah laporkan dia karena KDRT,” ungkapnya. Aduan yang dimasukkan Lidya ke DPD Gerindra Sulut, dibenarkan salah satu pengurus partai berlambang kepala burung garuda itu. Jones Mawira,

wakil sekretaris DPD sekaligus Kordinator Wilayah (Korwil) Gerindra Bolmong Raya mengutarakan, usai diterima, aduan Lidya akan dikonsultasikan ke ketua DPD. “ Yang dia (Lidya) adukan adalah persoalan KDRT. Meskipun kami sistemnya kolektif kolegial, tapi ada ketua partai dan kami akan berkonsultasi dengannya,” jelas Jones via telepon seluler. Sedangkan ketua DPC Gerindra Boltim I Nyoman Judistira mengungkapkan, aduan Lidya sebaiknya cepat diproses dan disikapi oleh Dewan

Pengurus Pusat (DPP). “Karena ini menyangkut citra partai,” ketusnya. Ai sendiri menanggapi dingin semua laporan istrinya, Lidya, baik ke Polda Sulut dan DPD Gerindra. “Saya menunggu saja seperti apa proses hukumnya. Soal aduan ke partai, saya siap memberi klarifikasi,” jawabnya. Soal penggerebekan di salah satu kamar sebuah penginaan di Tomohon Minggu (27/1), menurut Ai tidak seperti yang dibayangkan kebanyakan orang. Namun, dengan kejadian itu dia meminta maaf kepada

masyarakat dan lembaganya DPRD Boltim. “ Juga saya meminta maaf kepada keluarga besar Mega karena sudah terseret-seret dengan pemberitaan dan persoalan yang saya alami. Mega adalah teman saya, keluarganya pasti terganggu akibat dari persoalan ini,” akunya. Soal rencana mengadunya Lidya ke BK DPRD perihal dugaan perbuatan suaminya, menurut ketua BK Jems Tine, akan diterima. “Yang namanya orang melapor ke BK, kami akan terima,” pungkasnya. (end/aji)

gatakan, pihaknya tidak bisa memberikan jaminan kelulusan kepada tenaga honorer daerah kategori dua sebanyak 335 orang yang ada di daerah tersebut. Sebab, menurut Matang, kewenangan tersebut ada pada badan Kepegawaian Negara (BKN) dan Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara – Reformasi Birokrasi (Kemenpan–RB). “Kemungkinan pada bulan Maret baru akan akan

ada kejelasan, apakah mereka masih menggikuti tes atau langsung mengantongi Nomor Induk Pegawai (NIP),”terang Mantang. Lanjutnya, keputusan ada di pusat, dan pihaknya, hanya sebatas menyampaikan permasalahan yang sebenarnya terjadi di daerah. “Yang kami lakukan di daerah yaitu mengusulkan serta memperjuangkannya,” jelasnya. Meski demikian, pihak BKD sangat berharap agar

BKN dan Kemenpan-RB, bisa memperhatikan apa yang menjadi keluahan pemerintah daerah. Terutama Bolsel, yang masih merupakan daerah baru, yang sangat membutuhkan tenaga PNS. “Kita lihat sendiri daerah kita masih sangat kekurangan PNS, sehingga diharapkan usulan daerah bisa diakomodir oleh pusat,”tutupnya. Sementara itu, beberapa Honda K2 kepada koran

ini menyatakan keinginan kuat mereka diangkat menjadi PNS. “Pemerintah pusat harusnya bisa menakar bahwa daerah baru umumnya masih sangat membutuhkan tenaga pegawai tetap. Selang mengabdi sebagai honorer, kami merasakan bahwa keberadaan kami dibutuhkan. Nah, tidak salah jika kemudian kami pun diangkat menjadi PNS,’’tutur salah seorang Honda K2, rambut sebahu. (eka/oni)

JAKARTA - Jelang Hari Pers Nasional (HPN) yang akan jatuh pada 9 Februari nanti, Dewan Pers, Serikat Perusahaan Pers (SPS) dan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) datang menemui Presiden Susilo Bambang Yudhoyono di kantornya, Kompleks Istana Kepresidenan, Jakarta, Selasa (29/1). Beberapa yang datang di antaranya Ketua Dewan Pers Bagir Manan, Menteri BUMN dan Ketua Serikat Perusahaan Pers (SPS) Dahlan Iskan, Ketua PWI Margiono, Ketua Dewan Kehormatan PWI Tarman Azzam dan Anggota Dewan Penasihat PWI Sabam Siagian. Selain itu juga hadir Gubernur Sulawesi Utara Sinyo H. Sarundajang, Sekretaris Daerah Provinsi Sulut Mokodongan, Ketua Panitia HPN 2013 Mohamad Ihsan dan Bendahara

Ada dua alasan dia sehingga akhirnya memutuskan untuk balik ke tanah air. Selain sudah lama menyimpan keinginan pulang ke Indonesia dan mengabdikan diri untuk negara, alasan anak jadi pertimbangan. Dia dan istrinya tidak ingin dua anak mereka, Diandra Aruna Mahira, 8, dan Linggar Nara Sindhunata, 5, tumbuh dan besar di negara asing sehingga tidak pernah secara utuh merasa sebagai anak Indonesia. “Biarlah, agar anakanak bisa merasakan asyiknya mandi di kali, main lumpur di sawah, atau bermain dengan orang-orang di kampung,” ujar Yanuar. Menurut Yanuar, rasa sebagai orang Indonesia tidak bisa hanya dilihat dari jauh. “Ibarat untuk mengetahui rasa teh, tidak bisa hanya dilihat, tapi harus dicecap atau diteguk secara langsung,” kata pria bertubuh besar itu sambil menyeruput secangkir teh di depannya. Kondisi ekonomi keluarga Yanuar sebagai peneliti dan pengajar tetap di Universitas Manchester bisa dibilang sudah mapan. Gaji yang diterima bapak dua anak itu cukup tinggi untuk ukuran Indonesia. Puluhan ribu poundsterling sudah pasti didapat guna menunjang kehidupan layak keluarga Yanuar. Namun, itu bukan satusatunya yang membuat Yanuar memutuskan untuk meninggalkan Inggris menjadi sesuatu yang mudah. Kenyamanan hidup di salah satu negara belahan Eropa tersebut tentu akan sulit tergantikan ketika pindah ke Indonesia. Selain udara sejuk dan segar, sejumlah komponen pokok kehidupan masyarakat di negara itu ditanggung penuh oleh negara. Di antaranya terkait dengan kesehatan. “Di Indonesia biaya ketidakpastian ini yang masih banyak, tapi di sana (Inggris, Red) biaya ketidakpastian sebagian besar ditanggung negara,” katanya. Meski sadar akan kondisi itu, Yanuar dan istri sudah mantap kembali ke tanah air. Konsekuensinya, dia harus bersedia meninggalkan segala kenyamanan yang didapat selama di Inggris. Namun, banyak

yang menyayangkan keputusan itu. Bahkan, ada yang menilai keputusan tersebut sebagai sebuah keputusan bodoh. “Mas Yanuar ini bagaimana, ora akeh lho (tidak banyak, Red) Mas yang bisa menduduki posisi terhormat di sini (Inggris, Red),” ungkapnya, menirukan respons sejumlah teman Yanuar di Inggris. Surat ke Universitas Manchester yang intinya menyatakan bahwa Yanuar cs tidak bisa mengambil waktu promosi sebagai senior lecturer lantas dikirim. Selain itu, dia menyampaikan kabar bahwa pemerintah Indonesia telah meminta dirinya untuk pulang. Tidak cukup itu saja, surat resmi pemerintah berkop burung garuda yang ditandatangani Kuntoro dilayangkan secara terpisah untuk menguatkan proposal Yanuar cs. Pihak universitas tempat Yanuar mengajar selama ini tidak seketika mau melepasnya. Hingga saat ini, secara formal Yanuar masih dianggap sebagai salah seorang staf akademik Universitas Manchester. Selama setahun, sejak resmi bergabung di UKP4 pada Oktober 2012, status Yanuar masih semacam dipinjamkan ke pemerintah Indonesia. Mereka belum rela bila Yanuar ditarik kembali ke kampung halaman. Niat Yanuar untuk pulang dan mengabdikan ilmu sepertinya sudah bulat. Karena itu, dia terus melobi atasannya, Profesor Jakob Edler, agar diperbolehkan untuk keluar dari universitas itu. Sejauh ini mulai terlihat lampu kuning. Yanuar boleh keluar dari kampus bergengsi tersebut. Meski begitu, Yanuar tetap bersedia menjadi dosen tamu (visiting professor) di Universitas Manchester. Setidaknya sekali dalam setahun. “Terus terang saya merasa terhormat,” ujarnya. Yanuar berada di Inggris kali pertama untuk studi master pada 2000. Kemudian, lulus dengan predikat cum laude pada 2001. Saat itu tawaran beasiswa untuk melanjutkan program doktoral sudah langsung datang. Namun, karena sudah terikat kontrak dengan pemberi beasiswa sebelumnya, dia

harus pulang lebih dahulu. Baru pada 2004 Yanuar kembali ke Inggris untuk mengambil program doktor di Universitas Manchester. Untuk menunjang biaya hidup selama kuliah, dia terpaksa harus bekerja. Sebab, sang istri yang diajak serta dan diharapkan bisa membantu bekerja ternyata sedang hamil anak pertama. Selain menjadi asisten profesor, Yanuar bekerja di sebuah toko besi untuk menambah pendapatan. Dia menjadi petugas sekuriti. “Sekali-sekali ikut membantu ngangkut semen. Pokoknya pekerjaan saya tidak ringan dan bikin pusing,” katanya, lantas tertawa. Aktivitas kuliah sambil bekerja itu dilakoninya setahun. Baru pada awal 2005, setelah mendapat tambahan beasiswa dari salah satu lembaga di Swiss, kondisi keuangannya agak membaik. Meski tetap bekerja sebagai asisten profesor, dia tidak lagi menjadi satpam di toko besi. Melalui jalan berliku, Yanuar akhirnya bisa menyelesaikan studi dengan baik. Bahkan, dia tercatat sebagai mahasiswa program doktoral yang lulus tercepat. Yaitu, dalam dua tahun sepuluh bulan. “Sebelum sidang Phd, saya sebenarnya sempat pulang, coba-coba cari pekerjaan di beberapa perguruan tinggi di sini (Indonesia, Red),” kisahnya. Tapi, lanjut dia, ternyata tidak ada satu pun yang mau menerima. Beragam alasan sempat disampaikan. Mulai alasan bukan alumnus kampus itu hingga bidang keilmuan yang ditekuni Yanuar belum ada. “Sebenarnya sempat kecewa juga, kok kayak gini, tapi ya sudahlah,” katanya. Di tanah air ditolak, Yanuar justru diminati di Inggris. Sebagai lulusan tercepat, dia langsung ditawari menjadi peneliti sekaligus pengajar di Universitas Manchester. Bidang yang ditekuni alumnus Teknik Industri ITB itu adalah inovasi dan perubahan sosial, dengan kajian utama mengenai inovasi kebijakan ilmu pengetahuan dan teknologi dan pembangunan. Selain tetap mengajar dan membimbing mahasiswa S-1, S-2, dan S-3 sejak 2007,

Yanuar menjadi makin intensif melakukan sejumlah riset. Pada 2004 hingga 2012, lebih dari 20 riset pernah ditangani. Sejak 2007 Yanuar banyak menggarap kebijakan-kebijakan seputar Uni Eropa. Dia sempat bolak-balik ke kantor Uni Eropa di Belgia. Dia dipercaya sebagai fasilitator untuk membantu drafting kebijakan pada area pembangunan di sana. “Sebenarnya hati ini gimana juga ya. Saya ini orang Indonesia, tapi kerjaannya kok mengurusi Uni Eropa, memajukan orang Eropa,” ungkapnya mengisahkan proses pergulatan batinnya selama tinggal di Inggris. Pada akhir 2009 Yanuar berhasil meraih capain lain di dunia akademis yang ditekuninya. Dia mendapat penghargaan sebagai akademisi terbaik di Manchester Business School. “Saat itu merupakan salah satu titik balik kehidupan saya,” ujarnya. Berawal dari penghargaan tersebut, dia kemudian didorong untuk ikut mengajukan program di Hallsworth Fellowship. Yakni, salah satu jalur bergengsi bagi para peneliti dunia untuk bisa mendapat fasilitas pendanaan melakukan riset tentang apa pun. Riset yang diajukan menyangkut perspektif ekonomi politik tentang inovasi akar rumput di Asia Tenggara. “Pikiran saya, jika berhasil dapat ini, ini bisa jadi jalan mendekat ke Indonesia. Saya jualjual kecap saja saat presentasi,” beber Yanuar. Saat presentasi, dia mengatakan bahwa masa depan dunia sebenarnya bukan di Eropa, melainkan di Asia. Pada Juli 2010 dia tercatat sebagai orang Asia pertama yang berhasil meraih Hallsworth Fellowship. “Sejak saat itu, saya sudah da da dengan Uni Eropa, saya mulai banyak bersentuhan dengan Indonesia, semakin dekat untuk pulang,” imbuhnya. Yanuar sebenarnya juga masih menyimpan keinginan lain sepulang ke tanah air. Dia berharap tetap bisa menginjakkan satu kakinya di dunia akademis. “Kalau ada yang menerima, saya juga ingin mengajar di sini,” ucapnya. (jpnn)

transaksi bernilai Rp 37,5 miliar dan lebih memilih menyampaikan visi misi demi Kota Kotamobagu ke depan. “Ya mestinya hari ini (kemarin, red)

saya mengurusi transaksi bernilai puluhan miliar tapi demi masa depan Kotamobagu saya meninggalkannya,” tandas Paman serius. (ryo)

Dewan Pers Temui Presiden SBY Siapkan Hari Pers Nasional

DPRD BAKAL ....

Sambungan dari Halaman 1

bupati tersebut terlalu tendensius bahkan mengarah provokasi. “Bupati telah memprovokasi masyarakat karena melakukan pembohongan publik,” ujar Karel, Selasa (29/1). Lanjut Bangko menjelaskan, pernyataan bupati tersebut kini telah membias dan meresahkan elemen masyarakat Bolmut. Sebab dalam setiap penyampaiannya, jelas-jelas bupati telah menyudutkan pihak DPRD yang katanya telah memangkas dana pembangunan proyek jalan di Desa Buko dan Tontulow. “Kami telah mengantongi beberapa rekaman terkait penyampaian Bupati tersebut,” kata politisi Partai Golkar ini. Pihaknya pun mengancam akan mengunakan Hak Interpelasi ke bupati terkait persoalan tersebut. Pengajuan Interpelasi telah disepakati

URIN NEGATIF ....

Sambungan dari Halaman 1

Badan Narkotika Nasional (BNN) yang masih melakukan tes lainnya terhadap Wanda. "Yang menguatkan itu urine, jadi kenapa harus dites-tes lain lagi? Ketika besok enggak bisa pulang juga, harusnya kalian kritisi BNN. Apa-

PWI/Panitia HPN, Budi Rahman Hakim. Mereka membahas persiapan HPN yang akan diselenggarakan di Manado dan dihadiri oleh Presiden serta jajarannya. “Menyampaikan berbagai program yang akan dilaksanakan di manado dan meminta keiikutsertaan Presiden dalam mensuskseskan program itu. SPS akan ada program sendiri. Akan berikan penghargaan. Selain itu ada pameran misalnya pameran dari wartawan wanita kita dan sarasehan wartawan kita,” ujar Ketua Dewan Pers Bagir Manan dalam jumpa pers di Kantor Presiden, Jakarta, Selasa (29/1). Dalam pertemuan itu dibahas juga kedudukan pers di tahun politik 2013 dan 2014. Presiden meminta pers mlakukan dua hal yaitu mengawal proses demokrasi berjalan baik karena pemilu bagian dari pematangan demokrasi Indonesia. Selain itu, mendukung usaha Dewan Pers bersama asosiasi pers misalnya pemikiran untuk membentuk Dewan Pers

ASEAN karena itu akan memberikan manfaat bagi Indonesia Selain itu, Presiden juga mengapresiasi selama ini peringatan HPN dapat dilaksanakan dengan sukses, dan membawa dampak positif bagi daerah yang menyelenggarakannya. “Presiden menyebutkan mulai 2013 ini dan 2014 dicanangkan di Manado, pers mulai peran aktif dalam proses Pemilu dan Demokrasi, memberikan peluang dan kesempatan selebar-lebarnya untuk para pelaku untuk mengembangkan demokrasi yang sehat,” ujar Ketua PWI Margiono dalam kesempatan yang sama. Menurut Margiono, pada peringatan HPN ini juga akan dibahas perlindungan pemerintah terhadap kerja pers, penyelesaian kasus kekerasan pada wartawan yang belum selesai ditangani penegak hukum, sampai dengan peningkatan kesejahteraan wartawan yang selama ini belum diperhatikan seutuhnya. (jpnn/aji)

masing-masing Fraksi Partai Golkar, F-PDIP, dan F-PPP. “Bupati nantinya akan dimintai pertanggungjawaban terkait penyampaiannya yang berakibat terbentuknya opini miring terhadap citra DPRD di masyarakat. Terus terang selaku ketua DPRD, saya sangat tersinggung dan tidak menerima pernyatan seorang pimpinan daerah ini, yang telah mencoreng lembaga DPRD yang notabene adalah representase masyatakat Bolmut,” umbar Bangko dengan nada kecewa. Senada juga disampaikan Wakil Ketua DPRD Christofel ‘Popo’ Buhang. “Jadi dalam penggunaan hak istimewa ini bukan hanya bupati yang akan dipanggil, tapi wakil bupati juga akan dipanggil terkait fungsi pengawasan pemerintahan yang melekat pada wakil bupati,” pungkas Buhang. Sementara itu, rencana

DPRD Bolmut akan memanggil bupati melalui hak interpelasi rupanya kurang mendapat respon dari Fraksi Partai Amanat Nasional (F-PAN). Menurut Ketua DPD PAN Bolmut, Suphan Hassan SPdI, alasan sampai pihaknya menolak menggunakan hak istimewa ini lantaran sepanjang pengamatan fraksinya, Bupati Bolmut masih pada tingkat kewajaran. “Hak interpelasi DPRD sah-sah saja, asalkan sesuai dengan aturan dimana harus didukung 3/4 kursi yang ada di DPRD,” tukas Suphan. Menurutnya, selaku ketua DPD PAN Bolmut, telah memanggil ketua fraksi untuk tidak bersama-sama menggunakan hak interpelasi kepada bupati. “Yang pasti F-PAN tetap tidak akan turut serta untuk menggunakan hak interpelasi,” jelas Suphan yang juga wakil ketua DPRD Bolmut. (ril/ryo)

lagi nih alasan yang mau dicari," protes Dedy, Selasa, (29/1), saat ditemui di kantor BNN. Namun, diakuinya Wanda selama proses pemeriksaan diperlakukan dengan baik. Sama halnya seperti Zaskia Sungkar dan Irwansyah yang baru saja dibolehkan pulang ke rumah karena terbukti tidak terlibat nar-

koba. "Wanda sama juga kaya Irwansyah dan Zaskia diperlakukan baik. Memang SOP-nya begitu," ucapnya. Dedy juga berharap supaya keponakannya dibolehkan pulang setelah proses pemeriksaan 3x24 jam. "Tiga hari kan sampai subuh. Jadi, siapa tahu bisa sore atau malem pulang," tandasnya. (tn/har)

KADAR GULA DARAH TURUN, BADAN PUN TIDAK MUDAH LELAH

“SUDAH 1 tahun saya mengidap diabetes. Kalau kadar gula darah tinggi, rasanya benarbenar tidak nyaman… saya jadi mudah lemas karenanya.” Terang Lili Mamonto, seorang ibu rumah tangga. Obat apapun, memang belum dapat melakukan pencegahan terhadap diabetes tipe 1, dimana ketidakmampuan pankreas memproduksi insulin sejak lahir. Berbeda denga tipe 2, yang sering dicetuskan oleh faktor genetik, obesitas, kurang olahraga, serta pola makan yang tidak sehat, sesungguhnya diabetes dapat dicegah, salah satunya dengan terapi Gentong Mas. Diabetes adalah peningkatan kadar glukosa darah akibat kekurangan insulin baik yang sifatnya absolut maupun relatif atau resistensi reseptor insulin. Diabetes melitus sangat erat kaitannya dengan mekanisme pengaturan gula normal. Untuk mengatasi keluhannya, wanita berusia 49 tahun ini sudah lama berobat, sampai akhirnya ia mengetahui tentang Gentong Mas. Setelah minum dengan rutin, nenek 3 orang cucu ini pun merasakan manfaatnya, “Sekarang kadar gula darah sudah turun, berat badan naik, stamina pun meningkat, saya jadi tidak mudah lelah.” Ungkap warga Mongkudai, Modayat Barat, Bolang, Mangadau Timur, Sulawesi Utara tersebut. Ia berharap pengalaman sehatnya itu dapat bermanfaat bagi orang lain, “Mudah-mudahan pengalaman saya ini bermanfaat.” Pungkasnya. Tak diragukan, Indonesia kaya akan sumber daya hayati dan merupakan salah satu negara megabiodiversity terbesar di dunia. Indonesia juga dikenal sebagai gudangnya tumbuhan

obat (herbal) sehingga mendapat julukan live laboratory. Kini, Gentong Mas hadir sebagai minuman herbal alami dengan bahan utama Gula Aren dan Nigella Sativa (Habbatussauda) yang terstandar, yakni sediaan obat bahan alam yang telah dibuktikan keamanan dan manfaatnya secara ilmiah dengan uji praklinik dan bahan bakunya telah di standarisasi. Habbatussauda dalam Gentong Mas dipercaya dapat meningkatkan fungsi insulin dan mengurangi resistensi reseptor insulin, sedangkan Gula Aren berperan dalam optimalisasi kerja reseptor insulin. Gentong Mas juga mengandung Chromium yang efektif memperlancar metabolisme gula darah dan mengatur kepekaan sel terhadap insulin sehingga meringankan kerja pankreas. Selain itu, indeks glisemik dalam Gula Aren yang sangat aman bagi kesehatan yaitu hanya 35 (aman jika indeks glisemik dibawah 50), mampu menjaga dan merawat pankreas agar tetap berfungsi dengan baik. Meski demikian, untuk mendapatkan hasil maksimal, disarankan untuk mengatur pola makan, olahraga, pengaturan berat badan seideal mungkin, diet rendah lemak, kontrol stress, dan menghindari rokok serta alkohol. Dengan aturan penggunaan yang tepat, manfaat bagi kesehatan dan kelezatan rasanya membuat semakin banyak masyarakat yang mengkonsumsi Gentong Mas. Untuk informasi lebih lanjut silahkan kunjungi www.gentongmas.com. Bagi Anda yang membutuhkan Gentong Mas bisa didapatkan di apotek/ toko obat terdekat atau hubungi: Kotamobagu : 082188648060. Bolmong, Boltim, Bolsel: 081356411784 Bolmut: 085399652745 Depkes: P-IRT:812320501114


R A D A R T O TA B U A N

ADVERTORIAL

Drs Hi Djelantik Mokodompit ME menyalami masyarakat yang hadir

Saat disambut massa pendukungnya ketika memasuki lokasi acara

Dikerumuni massa pendukung yang menghadiri acara

CMYK RABU, 30 JANUARI 2013 HALAMAN 16 ART: WIRA PERI

Menyapa tamu undangan yang hadir

Tim Pemenangan Siap Memenangkan JM

Djelantik Melantik Ribuan Anggota Tim Pemenangan TIM relawan dan tim pemenangan Drs. Hi. Djelantik Mokodompit, ME (JM) resmi dilantik Senin (28/1) kemarin, bertempat di lapangan Aruman Motoboi Kecil Kecamatan Kotamobagu Selatan. Ribuan simpatisan dan relawan hadir dalam kegiatan tersebut. Bahkan ada sekitar 2500 orang terdaftar sebagai tim relawan yang dilantik dalam acara tersebut.

Antusiasme ribuan masyarakat tersebut, mendapatkan apresiasi serta rasa haru dari Djelantik saat melantik tim pemenangan ini. Dibawah komando salah satu tokoh masyarakat Kotamobagu Selatan, Hi. Nus. Daun, Djelantik mengambil ikrar janji memenangkan dirinya dalam ajang pemilihan kepala daerah (pilkada) Walikota Kotamobagu

priode 2013-2018. “Menjadi seorang pemimpin adalah pemegang amanah. Dan sekecil apapun amanah yang diberikan tersebut nantinya akan dimintai pertanggungjawabannya. Dan pertanggungjawaban ini tidak hanya didunia, di akhirat pun hal ini akan diminta,” terang Djelantik, pada sambutannya usai pengambilan ikrar bersama

tersebut. Dan dengan melihat apa yang terjadi pada saat ini, lanjut Djelantik, dimana begitu banyaknya masyarakat yang hadir pada malam hari ini, seolah memperlihatkan bagaimana keikhlasan serta ketulusan masyarakat mendukung dirinya maju kembali menjadi Walikota Kotamobagu untuk priode kedua, memberikan

motivabaginya untuk

s i

kembali membangun Kotamobagu menjadi lebih baik. “Dengan doa serta dukungan masyarakat, saya merenung serta bermunajat kepada Allah, jika memang amanah yang kedua ini baik bagi masyarakat, maka saya siap memangku kembali amanah ini,” tegasnya. (man/adv)

Keakraban tampak terlihat saat Drs Hi Djelantik Mokodompit ME didampingi Istri tercinta Ny. Hj. Lilianti Mokodompit-Mokoagow bersama dengan salah satu tokoh masyarakat Hi. Nus Daun (Tete’ Ici)

Ny. Hj. Lilianti Mokodompit-Mokoagow saat bersalaman dengan sejumlah warga masyarakat yang hadir dalam acara pelantikan Tim Pemenangan

Didoakan Pendukungnya Melantunkan lagu bersama pendukungnya

Kebersamaan serta kekeluargaan tergambar di sela-sela acara pelantikan yang sedang berlangsung

Dukungan keluarga diberikan kepada Djelantik di dalam mengemban kembali amanah rakyat

Pembacaan nama-nama Tim Relawan dan Pemenangan

Djelantik saat membacakan ikrar bersama Tim Pemenangan di pemilihan kepala daerah walikota kotamobagu 2013-2018

KEMENANGAN untuk kedua kalinya sangat diharapkan pendukung Drs Hi Djelantik Mokodompit,ME (JM). Untuk merahi hal tersebut, Djelantik didoakan ribuan massa pendukungnya saat pelantikan tim relawan dan pemenangan di Kelurahan Motoboi Kecil, Kecamatan Kotamobagu Selatan. Doa yang dipanjatkan Ustat Muhammad Dali, yang memohon kirinya Allah SWT, dapat memberikan kesehatan serta kesempatan kembali kepada Drs Hi Djelantik Mokodompit, ME untuk dapat memegang kembali amanah sebagai Wali Kota di priode 2013-2018 nanti. Yang diaminkan ribuan pendukung setia JM, yang hadir pada malam

Djelantik saat membawakan sambutan di depan massa dan simpatisan serta Tim Pemenangan

pelantikan tersebut. Djelantik, yang sempat menitihkan air mata, saat doa dilafazkan, serta rasa haru atas dukungan serta amanah yang diberikan masyarakat kepadanya tersebut. ‘’Dalam proses doa tadi saya merenung seraya bermunjat kepada Allah, bahwa jika amanat yang diberikan rakyat kepada saya ini baik untuk keluarga dan masyarakat yang ada. Maka kuatkan hati saya, berikan kekuatan pada diri saya untuk memegang amanat yang diberikan kepada saya membangun kembali kotamobagu demi anak cucu dan keluarga kita,’’ ujar Djelantik, sembari kembali meneteskan air mata. (*)

Keluarga besar berbaur dan berjoget bersama sejumlah pendukung dan simpatisan JM


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.