FOREWORD
Hello there, People of Tomorrow! Perkenalkan saya Nicholas Abraham, Representative AMSA-UGM periode 2017/2018. Ketika kita mendengar kata mahasiswa kedokteran, tentu yang muncul di benak kita adalah belajar dan belajar. Mahasiswa kedokteran seakan takut untuk mengambil resiko hidup berorganisasi dengan alasan akademis semata. Namun ternyata, stigma seperti itu salah besar! Apa itu AMSA? AMSA ialah Asian Medical Students’ Association, sebuah wadah untuk seluruh mahasiswa kedokteran se-Asia untuk berkembang, baik dalam ilmu medis maupun non-medis. Menjadi bagian dari AMSA-UGM bisa jadi salah satu keputusan terbaik yang saya buat selama menjadi mahasiswa kesehatan. Mengapa? Karena semua bisa saya temukan di sini. Sesuai dengan tagline-nya yaitu Friendship, Action, dan Science, rasa kekeluargaan, bakti kepada masyarakat, dan pengetahuan baru tentang dunia kesehatan bisa kita dapatkan melalui kegiatan yang kami lakukan di AMSA. Di sini kami diberikan ruang untuk mengembangkan ilmu dan potensi yang kami miliki dengan tujuan akhir membawa kebermanfaatan untuk orang banyak. Kegiatan yang kami lakukan antara lain kampanye kesehatan, bakti sosial, penyuluhan, dan pemeriksaan kesehatan. Selain itu, kami juga mewadahi teman-teman sesama mahasiswa kedokteran yang memiliki bakat dan minat di bidang non medis, seperti halnya fotografi, kewirausahaan, sampai budaya tradisional kami sediakan di sini. Pesan buat kalian para calon tulang punggung kesehatan Indonesia, janganlah puas dalam mencari ilmu. Carilah pengalaman, galilah potensi kalian sedalam mungkin, dan yang terutama temukanlah wadah yang cocok untuk kalian bertumbuh, karena your potential needs opportunity. Sukses untuk kita semua, viva AMSA!
2
3
4
PRINSIP
5
AFILIASI DENGAN AMSA INDONESIA DAN AMSA INTERNATIONAL
DIST RICT
4
6
PROGRAM KERJA UNGGULAN
7
8
9
10
11
PRESTASI
12
• •
13
DIVISI
14
15
16
17
18
19