Indomaret 2019

Page 1

2019 Graphic Standart Manual



Table of Contents Introduction

1

Brand Profile

3

Brand Value

5

Brand Identity

7

Brand Expression Supergraphics Interior - Walls Exterior - Signage Building

Directory

Logo Concept

Stationery

Logo Configuration

Uniforms

Logo Construction

ID Cards

BW & Grayscale Color

Member Cards

Color Palette

Business Forms

Clear Space & Minimum Size Color & Background Control Incorrect Logo Usage Supergraphics Typography Photography / Imagery Style

21

Receipt

Advertising & Promotion Materials Print Ad Billboard Catalog Flyers

Vehicle Box Van Trucks

Digital Media Website Apps

Packaging Plastic Bags

GSM | Table of Contents

ii


Introduction


Buku panduan brand perusahaan ini memastikan bahwa elemen desain visual dari Indomaret diterapkan dengan benar di setiap aplikasi, dimana Indomaret dapat diidentifikasi. Tujuan dari buku panduan ini adalah untuk menciptakan keseragaman dalam menggambarkan visual Indomaret. Karena buku ini berisi semua elemen tertulis, visual, dan grafis yang membentuk brand Indomaret.

GSM | Introduction

2


Brand Prof ile


Visi Indomaret memiliki visi "Menjadi aset nasional dalam bentuk jaringan ritel waralaba yang unggu dalam persaingan global" yang secara bertahap kian mendekati kenyataan.

Motto Motto "mudah dan hemat" menjadi landasan menajemen dalam menjalankan berbagai keputusan dan kegiatan operasional perusahaan, yang didukung pengembangan teknologi informasi dan penerapan efisiensi.

GSM | Brand Profile

4


Brand Value


Ramah Indomaret memiliki pelayanan yang ramah, karena pegawainya yang menebar senyum dan sopan saat melayani pembeli yang sedang berbelanja.

Ekonomis Kisaran harga yang terdapat di Indomaret termasuk ekonomis dan terjangkau, karena segmen (target konsumen) yang dituju luas dan mencakup semuakalangan.

Dimana-mana Gerai Indomaret ini tersebar di beberapa tempat umumnya kota dan mulai masuk ke wilayah pelosok. Maka dari itu Indomaret terbilang cukup strategis, sehingga pembeli mudah menemukan gerai Indomaret.

GSM | Brand Value

6


Brand Identity


Logo Concept Gambaran Indomaret dengan wajah yang lebih ramah dalam melayani pelanggannya. Warna yang digunakan cenderung terang dan fresh terlihat berenergi. Pelanggan akan merasa Indomaret sebagai tempat yang paling nyaman untuk berbelanja sehari-hari.

Logogram ini dibuat, seperti navigation (maps). Hal inimenunjukkan letak Indomaret yang sangat strategis dan juga tersebar dimana-mana.

Adanya 2 pointer, ini menunjukkan letak Indomaret yang sering dilihat saling berdampingan. Karena mereka terhubung antara cabang yang satu dengan lainnya.

Logotype yang digunakan adalah sans serif (tidak berkait). Bentuknya pun rounded, untuk menggambarkan kesan ramah. Di beberapa bagian, terdapat huruf yang memotong sama seperti pada bagian logogram.

GSM | Brand Identity

8


Logo Configuration Primary Logo Ini adalah logo utama yang harus selalu digunakan dalam beberapa media, ketika keadaan memungkinkan. Karena ini adalah salah satu cara yang paling jelas untuk mereprentasikan visual Indomaret.

Secondary Logo Ini adalah logo alternatif, yang digunakan ketika logo utama tidak memungkinkan untuk digunakan. Logo ini biasa digunakan di media yang bentuknya memanjang (landscape), atau yang memiliki banyak white space.


Logo Construction Logo harus dibuat dengan proporsi yang pas agar ketika di implementasikan di beberapa media, mereka terlihat pas dan seimbang. Maka dari itu perlu disesuaikan proporsi antara logogram dengan logotype.

GSM | Brand Identity

10


BW & Grayscale Color Black & White

Grayscale Color

Logo dengan warna yang solid ini dapat

Logo dengan warna grayscale (abu-abu) ini

digunakan diatas media yang mempunyai

hanya digunakan untuk penggunaan via

warna solid juga, seperti warna putih diatas

faksimile. Karena warna logo ini digunakan

oranye, atau warna hitam diatas putih.

hanya sebagai penanda.


Color Palette Palet warna ini sebagai acuan untuk menentukan warna dasar dari logo yang dibuat. Karena palet ini berisi kode-kode warna dari CMYK, RGB, dan warna coated.

Orange Coated: Uncoated: Warna Proses: Monitor:

Pantone 172 C Pantone Orange 021 U C: 0% M: 84% Y: 87% K: 0% R: 240 G: 81 B: 53

Hijau Coated: Uncoated: Warna Proses: Monitor:

Pantone 375 C Pantone 382 U C: 38% M: 0% Y: 91% K: 0% R: 170 G: 204 B: 74

Kuning Coated: Uncoated: Warna Proses:

Pantone 1235 C Pantone 109 U C: 0% M: 30% Y: 100% K: 0%

Monitor:

R: 253 G: 185 B: 19

GSM | Brand Identity

12


Clear Space & Minimum Size Clear Space Selalu sediakan ruang kosong minimum di sekitar logo. Ruang ini mengisolasi tanda dari elemen grafis yang bersaing seperti logo atau body copy yang mungkin bertabrakan, kepadatan, dan mengurangi dampak dari tanda tersebut.

Minimum Size Logo dapat diubah ukurannya agar sesuai dengan berbagai jenis media. Karena itu penting untuk tidak merubah ukuran dari standar yang ditentukan. Maka itu, ukuran minimum logo sudah ditentukan untuk menghindari adanya ketertidakbacaan.

2.5 cm

3 cm


Color & Background Control Berikut ini contoh penerapan logo pada warna yang solid dan background (image). Perlu diperhatikan bahwa background dengan image tertentu mempunyai tingkat kontras yang berbeda, adanya pemakaian background yang solid mempermudah peletakkan logo.

GSM | Brand Identity

14


Incorrect Logo Usage Untuk menjaga integritas merek, ada beberapa aturan tentang kompromi akan tampilan keseluruhan logo dengan memutar, memiringkan, atau memutarbalikkan. Berikut adalah beberapa contoh cara yang tidak boleh Anda pertimbangkan untuk mengaplikasikan logo.

Jangan memutar logo ke arah manapun

Jangan men-stretch logo atau merusak logo dengan tidak seimbang

Easy & Safe Online Shopping

Jangan mengubah ukuran logo yang telah dibuat

Jangan menambahkan sesuatu yang dominan


Jangan mengubah komposisi atau letak pada logo

Jangan menggunakan efek drop shadows pada logo

Jangan menghilangkan bagian logogram maupun logotype

Jangan menghilangkan fill (isi) pada logo dengan outline

Jangan mengubah warna logo dengan warna lain

Jangan membuat logo dalam box atau shape tertentu GSM | Brand Identity

16


Supergraphics Supergraphic adalah elemen pendukung pembentuk identitas yang dapat digunakan sebagai ciri khas dari brand. Biasanya supergraphic ini diterapkan di semua media print maupun cetak, dengan komposisi yang dapat berbeda-beda. Karena itu supergraphic merupakan tanda sebagai identitas suatu brand.

Peletakkan supergraphic dengan dinamis

Supergraphic boleh di putar maupun diubah ukuran cornernya. Dengan syarat komposisi tidak berubah. Jika penggunaan dengan ukuran besar, bisa dengan mengurangi opacity


Typography Tipografi adalah alat yang kuat untuk menggambarkan suatu brand bila digunakan secara konsisten. Rangkaian tipografi yang paling mewakili nuansa ramah dan ekonomis dari brand Indomaret ini harus digunakan di semua aplikasi cetak maupun web. AFFOGATO BOLD

A F F O GAT O B O L D

Use for headlines

Bold A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0

AFFOGATO MEDIUM

A F F O GAT O M E D I U M

Use for referred text

Medium A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0

AFFOGATO REGULAR

A F F O GAT O R E G U L A R

Use for bodycopy

Regular A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0 GSM | Brand Identity

18


PRODUCT SANS BOLD

PRODUCT SANS BOLD

Use for application

Bold A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0

PRODUCT SANS REGULAR

PRODUCT SANS REGULAR

Use for bodycopy

Regular A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0

NIRAMIT BOLD Use for website

NIRAMIT BOLD Bold

A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z 1 2 3 4 5 6 7 8 9 0


Photography / Imagery Style Gaya fotografi Indomaret adalah ramah dan nyaman, serta berhubungan dengan keluarga atau sesuatu yang hangat. Jadi, harus mengekspresikan gagasan kegembiraan / kesenangan ketika berbelanja, terutama kenyamanan bagi setiap keluarga tersendiri. Dengan warna warm tone, dan tidak terlalu banyak objek pada image, pengaplikasian logo pada background akan pas.

GSM | Brand Identity

20


Brand Expression


Interior - Wall

Desain booth ini adalah desain yang digunakan ketika promosi dilakukan di luar toko gerai. Dengan booth yang terbuka harus menarik perhatian pengunjung dengan menunjukkan elemen supergraphic dari Indomaret secara unik.

GSM | Brand Expression

22


Exterior - Signage Building

Desain plang dari setiap toko gerai ini menunjukkan titik letak lokasi gerai Indomaret. Bentuknya memanjang dan dominan warna putih disertai dengan logo konfigurasi Indomaret.


Directory

1

Untuk memudahkan pengunjung yang mau berbelanja, dibutuhkan directory karena

Beverages

akan mempermudah pencarian barang/produk

Frozen Food

yang diinginkan. Directory ini bentuknya besar

Snack

dan berisi informasi mengenai rak/tempat yang

Home Living

menunjukkan lokasi setiap kategori barang.

Toilets Cashier

GSM | Brand Expression

24


Stationery Kop Surat Kop surat yang sudah tertera alamat 12 December 2018

kantor dan logo Indomaret untuk surat

Dear secretary, Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit, sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua. Et tortor at risus viverra adipiscing at in tellus integer. Congue eu consequat ac felis. Sed arcu non odio euismod lacinia at quis risus. In cursus turpis massa tincidunt dui ut ornare lectus. Lectus quam id leo in vitae turpis massa sed. Arcu dui vivamus

menyurat. Kop surat ini menjadi hal yang penting ketika berurusan dengan identitas perusahaan.

arcu felis bibendum. Vehicula ipsum a arcu cursus vitae congue. Adipiscing diam donec adipiscing tristique risus nec. Justo nec ultrices dui sapien eget mi proin sed libero. Mattis nunc sed blandit libero volutpat sed. Viverra vitae congue eu consequat ac felis. At quis risus sed vulputate. Faucibus nisl tincidunt eget nullam non nisi est sit. Sit amet consectetur adipiscing elit ut aliquam purus. Massa enim nec dui nunc mattis. Arcu odio ut sem nulla pharetra diam sit amet. Lacus luctus accumsan tortor posuere ac ut consequat semper viverra. Mauris commodo quis imperdiet massa tincidunt nunc.

Best Regards,

Athifah Poetri

PT. Indomarco Prismatama Jl. Terusan Angkasa B2 Kav-1 Gunung Sahari Kemayoran, Jakarta 10610

T : 0877 82490634 F : (021) 29559100

athifahp@gmail.com www.indomaret.co.id

Ketentuan: 210 mm x 297 mm (Ukuran) 10 pt untuk body copy 7-8 pt untuk alamat kantor 15 mm margin kiri untuk tanggal 10 mm jarak dari tanggal untuk isi


Kartu Nama Identitas dari suatu pegawai yang berisi alamat dan jabatan mereka. Biasa kartu nama ini diberikan ketika ada urusan tertentu terkait perusahaan. Ketentuan: 90 mm x 50 mm (Ukuran) 14 pt untuk bagian nama 6.5-8 pt untuk bagian isi 114.1 mm margin atas 98.6 mm margin kiri

Athifah Poetri

Chief Executive Officer athifahp@gmail.com

T : 0877 8249 0634 F : (021) 2955 9100

Jl. Terusan Angkasa B2 Kav-1 Gunung Sahari Kemayoran, Jakarta 10610

GSM | Brand Expression

26


Amplop Digunakan sebagai wadah untuk mengirim surat kepada perusahaan tertentu. Tanpa amplop perusahaan, surat akan sulit dikenali jika tanpa identitas.

PT. Indomarco Prismatama Jl. Terusan Angkasa B2 Kav-1 Gunung Sahari, Kemayoran, Jakarta 10610 T : 0877 82490634 F : (021) 29559100

Ketentuan: 220 mm x 110 mm (Ukuran) 9 pt untuk nama perusahaan 7.5-8 pt untuk bagian alamat 15.5 mm untuk margin kiri 12.2 mm untuk margin atas 37 mm untuk tinggi lidah amplop 95 mm untuk tinggi badan amplop (Belakang)


Uniforms

Seragam yang digunakan setiap pegawai untuk menandakan bahwa mereka pegawai Indomaret. Dengan aksen di baju yang hanya menggunakan warna putih dan oranye pada bagian kerah. Disertai detail pada supergraphic, tidak lupa menampilkan logo Indomaret pada bagian kiri atas.

GSM | Brand Expression

28


ID Cards

ID Cards dibuat dengan style yang simple dengan menyisakan banyak white space, berisi nama dan jabatan pekerjaan disertai adanya barcode yang digunakan untuk absen setiap pegawai. Ketentuan: 85 mm x 55 mm (Ukuran), 5 mm untuk besar margin, 14 pt untuk font nama


Member Cards Kartu royalti untuk pelanggan Indomaret, jika mereka berbelanja akan mendapatkan reward berupa poin. Dan kalau sudah terkumpul nantinya dapat ditukar untuk voucher berbelanja di seluruh gerai Indomaret.

Pada bagian belakang kartu, tertera Barcode dan Authorized Signature dari setiap pemegang Member Card Indomaret. Disertai dengan rincian tentang pemakaian kartu Member Card dibawahnya. Ketentuan: 85 mm x 55 mm (Ukuran) 7 mm untuk besar margin 12 pt untuk bagian nama 3.5-5 pt untuk detail ketentuan

GSM | Brand Expression

30


Receipt Receipt adalah struk yang didapatkan setiap saat berbelanja di Indomaret, lewat

PT. Indomarco Prismatama Jl. Terusan Angkasa B2 Kav-1 Gunung Sahari, Kemayoran, Jakarta 10610

struk ini berisi informasi produk apa saja yang kita beli beserta informasi gerai Indomaret yang

Penggilingan PIK/001 0214614122

kita kunjungi.

Jl. Raya Penggilingan No. 63, Jakarta Timur 13940

05. 01. 19 - 12:54 AM AQUA AIR MINERAL 19 LT

2. 1. 2 1

315 / NIA M / 01 25000

25,000

HARGA JUAL:

25,000

TOTAL: TUNAI: KEMBALI:

25,000 50,000 25,000

TERIMA KASIH. SELAMAT BERBELANJA KEMBALI. LAYANAN KONSUMEN INDOMARET SMS 0816 500 580 CALL 1500580 EMAIL: KONTAK@INDOMARET.CO.ID

Ketentuan: 52 mm x 75 mm (Ukuran) 2.8 mm untuk margin keseluruhan 4-4.5 pt untuk body copy


Print Ad

Media promosi yang biasanya berisi visual untuk mempengaruhi audiens. Iklan ini biasanya diletakkan di majalah atau di koran, dan berisi penjelasan mengenai produk yang di bawakan secara rinci. Ketentuan: 230 mm x 165 mm (Ukuran), headline menggunakan font “Concert One�, dan 10 pt untuk body copy

GSM | Brand Expression

32


Billboard

Bentuk promosi iklan luar dengan ruang yang lebih besar, dan umumnya diposisikan di tempat yang ramai dilalui orang. Maka dari itu iklan yang dibawakan hanya garis besarnya saja, tidak disertai penjelasan atau hanya gambar saja.


Catalog

Berisi daftar-daftar produk yang sedang mengalami penurunan harga/diskon, biasanya katalog ini bersifat temporer. Karena tiap bulan akan diganti dengan katalog produk yang berbeda. Ketentuan: 210 mm x 297 mm (Ukuran), 12 pt untuk periode katalog, 7-9 pt untuk nama produk & keterangan harga

GSM | Brand Expression

34


Flyers

Lembaran cetak yang biasa dibagikan kepada orang-orang untuk menarik perhatian/mempromosikan sesuatu, disini Indomaret mengiklankan fitur aplikasi belanja online melalu Indomaret. Ketentuan: 148 mm x 210 mm (Ukuran), 10 pt untuk body copy, dan 50 pt untuk bagian headline


Box Van Kendaraan dalam ukuran yang sedang digunakan biasanya untuk melakukan pengecekan rutin oleh Staff dengan mengunjungi setiap gerai Indomaret.

Badan dari Box Van ini dilengkapi dengan supergaphic yang simpel untuk menandakan Indomaret secara sederhana.

GSM | Brand Expression

36


Trucks

Kendaraan dalam ukuran besar yang biasa digunakan untuk mendistribusikan suatu barang dari pusat menuju lokasi gerai Indomaret. Biasa truk ini bermuatan besar, karena memasok bahan pokok dari Indomaret, maka dari itu disertai dengan image truk yang mempromosikan Indomaret secara luas.


Website

Website ini fokus pada promosi suatu produk tertentu di Indomaret dan umumnya bukan situs berbelanja. Website ini menyediakan berbagai promosi dan kita dapat membelinya dengan mengisi form yang telah disediakan.

GSM | Brand Expression

38


Apps

Layanan belanja online melalui fitur aplikasi yang dapat diunduh melalui smartphone. Dengan aplikasi ini kita dapat berbelanja online dan langsung diantar ke rumah tanpa repot ke gerai Indomaret.


Plastic Bags Kantong plastik yang sudah di desain agar sesuai dengan brand Indomaret, digunakan untuk wadah setiap orang yang berbelanja dengan beberapa size dan ukuran, namun peletakkan desain tetap sama. Ketentuan: Tinggi keseluruhan 415 mm Lebar keseluruhan 240 mm Panjang bagian tengah 355 mm Plastik standart swalayan putih polos Penerapan hanya pada supergraphic dan logo

GSM | Brand Expression

40



Berikut sudah lampiran terakhir dari Graphic Standart Manual dari brand Indomaret. Apabila ada pertanyaan, atau hal yang ingin ditanyakan silakan menghubungi email athifahp@gmail.com. Terima kasih telah membaca buku panduan ini dengan seksama.


Athifah Poetri. 2019.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.