Jumat, 15 Desember 2017

Page 1

JUMAT 15 DESEMBER 2017

Hotline: 0711-372323

Nomor 4331 Tahun Ke-13 Terbit 20 Halaman

beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi

Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000

Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel

Luar Kota Tambah Ongkos Kirim

facebook.com/beritapagi.co.id

6 Bulan Solihin Dirikan Kamp ISIS di Sumsel Palembang, BP Komplotan teroris pimpinan Solihin yang ditangkap Densus 88 Antiteror pada 10 Desember lalu telah mendirikan markas di Jalan SP 1, Trans Barito, Desa Lubai Persada, Kecamatan Lubai Ulu, Kabupaten Muaraenim

sejak enam bulan lalu. Kapolda Sumsel Irjen Pol Zulkarnain Adinegara mengatakan, Solihin merupakan salah satu anggota jaringan teroris Jamaah Ansharut Daulah (JAD) yang berafiliasi dengan Jamaah Ansharut Khilafah (JAK) yang telah

berbaiat kepada jaringan teroris Negara Islam Irak Suriah (ISIS). Komplotan Solihin masih satu kelompok dengan jaringan teroris di wilayah Pulau Sumatera lainnya seperti di Sumatera Utara, Riau, Jambi, dan Sumatera Barat.

“Mereka (Solihin Csred) satu aliran dengan ISIS. Pergerakannya pun serupa. Solihin merupakan pelarian yang telah diincar Densus 88 sejak lama. Solihin membuat kamp pelatihan di Sumsel sebagai pengganti kamp ISIS di Poso,” ujarnya,

Kamis (14/12). Zulkarnain menuturkan, markas komplotan Solihin di Desa Lubai Persada tersebut terhitung masih muda dan dalam tahap pembangunan. Bahkan sesaat sebelum penggerebekan oleh Densus 88, Solihin tengah melakukan

transaksi jual beli tanah dengan warga setempat untuk memperluas markas yang dikamuflasekan sebagai pondok pesantren tersebut. Mantan Kapolda Riau ini pun mengatakan, Denke halaman 11 kol 3

Gugurkan Praperadilan Novanto Hakim Kusno menyatakan bahwa gugatan praperadilan yang diajukan Ketua nonaktif DPR Setya Novanto terhadap Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) gugur. Jakarta, BP Kusno menyampaikan hal tersebut dalam sidang putusan praperadilan di ruang sidang utama Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Kamis (14/12). “Menetapkan, menyatakan permohoan praperadilan yang diajukan oleh

H Dodi Reza Alex

Pukau Peserta Asian Pacific Leaders Jakarta, BP Upaya keterbukaan yang telah dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) dalam pemanfaatan Sumber Daya Alam (SDA) menjadi daya tarik sendiri bagi daerah lain untuk mempelajarinya. Terbukti Kamis (14/12) Bupati Muba H Dodi Reza Alex Noerdin ditunjuk menjadi pembicara pada kegiatan Asia Pasific Leader Forum di Hotel Borobudur. Pada kesempatan tersebut, anggota DPR RI dua periode tersebut memaparkan banyak upaya keterbukaan yang telah dilakukan Pemkab Muba dalam pemanfaatan sumber daya alam. “Ya, misalnya saja dengan langkah Pemkab Muba yang telah menyusun Peraturan Daerah Nomor 9 Tahun 2008 tentang RPJP Kabupaten Muba, dimana misi yang terkait dengan isu lingkungan adalah meningkatkan pengelolaan sumber daya alam dan ke halaman 11 kol 1 JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 11.59 15.24 18.06 19.22 SUBUH (16/12): 04.25

BERKAS–Hakim Kusno melihat berkas-berkas sidang Praperadilan yang diberikan kuasa hukum Setya Novanto di PN Jakarta Selatan.

Pamer Skill di Hadapan RD

The Citizens Ukir Rekor Lagi Swansea, BP Kemenangan di Swansea City mengantarkan Manchester City memecahkan rekor lagi. The Citizens merangkai kemenangan terpanjang di sejarah Premier League. City memetik kemenangan telak 4-0 saat bertandang ke Liberty Stadium, Kamis (14/12) dinihari WIB. David Silva mencetak dua gol, sisanya dicatatkan oleh Kevin de Bruyne dan Sergio Aguero. Itu adalah kemenangan ke-15 secara beruntun yang dipetik City. Rangkaian itu menjadi rekor baru di Premier League, melewati catatan 14 kemenangan beruntun milik Arsenal antara Februari sampai Agustus 2002 silam. Ini adalah rekor lain untuk City, setelah akhir pekan lalu mengukir rekor kemenangan terpanjang

Palembang, BP Striker asal Tajikistan Manuchekhr Dzhalilov mulai berhasil merebut perhatian Pelatih Kepala Sriwijaya FC Rahmad Darmawan. Dalam sesi latihan di lapangan Venue Atletik Jakabaring Sport City, Kamis (14/12), pemain yang kerap disapa Dzalilov itu ikut serta dalam simulasi game. Bermain di posisi target man, mantan bomber Istiklol itu tampil cukup meyakinkan. Beberapa kali ia berhasil melewati pemain SFC dan mengancam jala lawan. Pergerakan Dzalilov sangat lincah. Dijumpai usai pertandingan, Rahmad Darmawan menyebut Dzalilov punya kualitas. Dua Manuchekhr Dzhalilov

AFP/GETTY IMAGES

BOBOL–Pemain Manchester City David Silva berhasil membobol gawang Swansea City ke halaman 11 kol 3 dalam laga Premier League di The Liberty Stadium, Kamis (14/12) dinihari.

fldk

HotNews... Selamatkan Toko Kue Ayah Dengan Twitter JACKIE Garza begitu sedih ketika sang ayah, Trinidad Garza, mengatakan kepada keluarganya bahwa dia berencana menutup toko kuenya. Sejak badai Harvey mengamuk sepanjang 17 Agustus sampai 3 September, toko kue La Casa Bakery and Cafe di Houston yang dibuka sejak dua tahun lalu itu sepi pembeli. Sering sekali kue yang dibuat harus dibuang karena tidak ada pelanggan yang ke halaman 11 kol 1

ke halaman 11 kol 3

TEMPO/FAKHRI HERMANSYAH

Swansea City 0 vs Manchester City 4

Pemohon (Setya Novanto) praperadilan gugur,” kata Kusno. Salah satu pertimbangannya, praperadilan tersebut gugur setelah persidangan pokok perkara kasus korupsi proyek e-KTP, di mana Novanto duduk selaku terdakwa, telah mulai diperiksa di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Jakarta. Dia merujuk Pasal 82 Ayat 1 Huruf d UndangUndang Nomor 8 Tahun 1981 (KUHAP) menyata-

Awalnya Tak Bagus, Kini Luar Biasa Untuk kelima kalinya, Tim Chefs de Mission (CdM) Olympic Council of Asia (OCA) yang dipimpin Vice President OCA Wei Jizhong mengunjungi Jakabaring Sport City (JSC), meninjau kesiapan penyelenggaraan Asian Games 2018, Kamis (14/12).

S BP/SYAIRUL

KUNJUNGAN OCA–Tim CdM Olympic Council of Asia yang dipimpin Vice President OCA Mr Wei Jizhong mengunjungi Jakabaring Sport City Palembang meninjau kesiapan penyelenggaraan Asian Games 2018, Kamis (14/12).

ETIBANYA di kawasan komplek olahraga skala internasional tersebut, rombongan Tim OCA tampak serius mengamati fasilitas yang ada di setiap venue dengan memberikan arahan dan saran untuk perbaikan. ke halaman 11 kol 3

ke halaman 11 kol 6

Kembalikan TPP dan BOP Palembang, BP Kandidat Gubernur Sumsel, H Ishak Mekki, menyatakan akan memperhatikan kesejahteraan para Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan para penyuluh pertanian seSumsel. Bentuk perhatian atas kesejahteraan tersebut yakni dengan mengembalikan lagi Tunjangan Penghasilan Pegawai (TPP) dan Biaya Operasional Penyuluh (BOP) yang hampir setahun ini tak lagi diterima para pegawai. Ishak Mekki yang juga Wakil Gubernur Sumsel menyatakan hal ini, Selasa (1/8), kepada wartawan selepas paparan visi misiH Ishak Mekki

ke hal 11 kol 1


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.