JUMAT 4 JANUARI 2019
Hotline: 0711-372323
Nomor 4636 Tahun Ke-14 Terbit 20 Halaman
beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi
Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000
Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel
Luar Kota Tambah Ongkos Kirim
facebook.com/beritapagi.co.id
Ayo, Timnas All Star Hibur Warga Sumsel Palembang, BP Penggagas turnamen Alex Noerdin Cup, H Alex Noerdin, menyebut turnamen sepakbola antar-daerah se-Sumatera Selatan sebagai misi dan tugas mulia. “Misi mulia ini, insya Allah akan berhasil sampai akhir dan diridoi Allah subhanahu wata’ala hing-
Disebut sebagai misi mulia, lanjutnya, lantaran turnamen yang melibatkan sejumlah mantan pemain timnas Indonesia ini untuk memberikan pelajaran kepada talenta-talenta ga final di Jakabaring,” muda serta hiburan bagi ungkap Alex saat makan masyarakat Sumsel. malam bersama pemain “Kita berikan hiburan IST LATIHAN–Pemain Timnas All Star yang akan tampil mengibur di Turnamen Alex Noerdin Cup timnas All Star, Rabu (2/ ke halaman 11 kol 3 menjalani sesi latihan di Stadion Utama Sekundang, Muaraenim, Kamis (3/1). 1) malam.
Seberang Ulu dan Ilir Makin Cair Jembatan Musi IV Dibuka 24 Jam Jembatan Musi IV akhirnya dibuka untuk umum. Kendaraan roda dua maupun roda empat sudah bisa melintasi jembatan yang memiliki panjang 1.130 meter dengan lebar 12 meter tersebut. Palembang, BP Arus lalulintas terpantau lancar sepanjang hari pertama ujicoba Jembatan Musi IV di Kota Palembang, Kamis (3/1). Para petugas ditempatkan di berbagai titik, mulai dari Jalan Slamet Riyadi sampai Jalan A Yani. Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Jembatan Musi IV Suwarno saat dijumpai di Jembatan Musi IV mengatakan, Jembatan Musi IV akan dibuka 24 jam. Kemudian, setelah dua hari jembatan tersebut akan dievaluasi kembali. “Saat evaluasi Jembatan Musi BP/SYAIRUL
UJI COBA MUSI IV–Warga dengan kendaraan maupun berjalan kaki melintas di Jembatan Musi IV pada hari pertama ujicoba, Kamis (3/1).
Newcastle 0 vs Manchester United 2
Indonesia Resmi Anggota Tidak Tetap DK PBB
Setan Merah Menuju Empat Besar Gisel
Nyanyikan Lagu Melly Goeslaw AWAL 2019 dimanfaatkan oleh penyanyi Gisella Anastasia alias Gisel untuk menelurkan karya barunya di industri musik. Melalui sebuah unggahan pada akun media sosial Instagram-nya, @gisel_la, Kamis (3/ 1), ia tampak sedang berada di studio rekaman musik. Gisel rupanya sedang melakukan proses rekaman suara untuk sebuah lagu yang dicipke halaman 11 kol 1 JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 12.09 15.34 18.17 19.32 SUBUH (5/1): 04.35
HotNews... Astronot Kontak 911 di Luar Angkasa
Newcastle, BP Sejak Ole Gunnar Solskjaer jadi manajer interim, tak ada klub di posisi tujuh besar punya statistik sebaik Mancheter United. Waspadalah, MU menuju empat besar. MU-nya Solskjaer meraih kemenangan keempat secara beruntun. Bertamu ke markas Newcastle United, St James Mark, Kamis (3/1) dinihari WIB, The Red Devils pulang membawa kemenangan 2-0 berkat gol Romelu Lukaku dan Marcus Rashford. Keunggulan 2-0 itu melanjutkan tren fantastis Manchester United bersama Solskjaer. Sejak ditunjuk sebagai manajer interim menggantikan Jose Mourinho, manajer asal Norwegia itu mengantar timnya menang 5-1 atas
New York, BP Bendera Merah-Putih kembali gagah berkibar di Markas PBB. Hal tersebut lantaran, mulai 1 Januari 2019 hingga akhir 2020, Indonesia dipercaya mengemban tugas sebagai anggota tidak tetap Dewan Keamanan (DK) Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB). Sang Merah-Putih res-
AFP
mi dikibarkan pada 2 Januari 2019 di Markas PBB di New York, Amerika Serikat, oleh Perutusan Tetap Republik Indonesia (PTRI) New York, dalam hal ini Wakil Tetap RI pada PBB di New York, yakni Duta Besar Dian Triansyah Djani. Melalui sebuah keterake halaman 11 kol 6
IST
MENANG–Manchester United meraih poin penuh saat tandang ke markas Newcastle TANCAPKAN–Duta Besar Dian Triansyah Djani menancapke halaman 11 kol 3 United dalam laga Liga Inggris, di St James’ Park, Kamis (3/1). kan bendera merah-putih di markas besar PBB.
Siapkan Strategi Hadapi Mafia Bola Turun di Liga 2 yang kental dengan pengaturan skor, manajemen mulai merancang strategi hadapi mafia bola.
SEORANG astronot asal Belanda menceritakan kisah lucu ketika dia tak sengaja menekan layanan darurat Amerika Serikat (AS) 911 saat di luar angkasa. Andre Kuipers mengungkapkan, saat itu dia berusaha untuk berkomunikasi dengan John Space Center Badan Antariksa AS ( NASA) di Houston. Dilansir Newsweek, Rabu (2/1), Kuipers menjelaskan untuk bica menghubungi Houske halaman 11 kol 1
ke halaman 11 kol 3
Palembang, BP Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Sumsel dan Babel mereRIWIJAYA FC akan turun di alisasikan penerimaan Liga 2 musim 2019 nanti. pajak hingga akhir tahun Muncul kekhawatiran jika Laskar Wong Kito bakal sulit kembali 2018 secara bruto sebesar Rp15,125,57 miliar atau ke Liga 1, karena kasta kedua tercapai 94,21 persen dari sepakbola Indonesia ini kental target sebesar dengan mafia sepakbola. Rp16,054,64 miliar. Pengaturan skor lebih terasa di Kepala Kanwil DirekLiga 2 ketimbang Liga 1. Wajar jika torat Jenderal Pajak (DJP) pecinta Laskar Wong Kito meminta Sumatera Selatan (Summanajemen untuk bersiap sel) dan Bangka Belitung menghadapi hal itu. “Kita sudah tahu, tentu kita sudah (Babel) Imam Arifin mengatakan, pertumbusiapkan strategi buat itu,” jelas han yang terjadi sebesar ke halaman 11 kol 1 8,8% dari realisasi tahun
S
DOK BP
KERAS–Menghadapi Liga 2, pemain Sriwijaya FC tetap bekerja keras.
Pajak Sumsel dan Babel Capai Rp15,125 Triliun lalu sebesar Rp13.906,18 miliar. “Secara nasional, penerimaan pajak bruto mencapai Rp1,427,6 triliun atau 100,25% dari total target sebesar Rp1,424 triliun dengan pertumbuhan sebesar 13,10% dibanding tahun lalu,” katanya. Dia mengatakan, berdasarkan jenis pajaknya penerimaan bruto sebesar Rp15.125,57 miliar pada tahun 2018, terdiri dari Pajak Penghasilan (PPh) non migas sebesar Rp7.682,15 ke halaman 11 kol 6