JUMAT 9 JANUARI 2015 beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi
Nomor 3373 Tahun Ke-10 Terbit 24 Halaman
facebook.com/beritapagi.co.id
Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000
Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel
Liza Bungkam Soal Pernikahan Jadi Saksi Romi Hampir 10 jam Liza Sako mengikuti jalannya sidang Walikota Palembang nonaktif Romi Herton. Liza membantah keterangan saksi lain terkait kedatangannya ke BPD Kalbar. Jakarta, BP Usai Liza Sako menjadi saksi, tak ada jabat tangan atau tegur sapa dengan Romi Herton. Liza langsung ngeloyor keluar dengan wajah datar dari ruang sidang Pengadilan Tindak Pidana Korupsi, Kamis (8/1). Hampir 10 jam Liza Sako mengikuti persidangan dengan terdakwa Walikota Palembang nonaktif Romi Herton dan istrinya, Masyito. Liza menarik perhatian karena dikabarkan punya hubungan khusus dengan Romi. Liza Sako memilih tidak berkomentar ketika ditanya tentang pernikahannya de-
IST
Jessica Iskandar
Geram, Kecewa SIDANG gugatan Ludwig Franz Willibald terhadap Dukcapil DKI, Jessica Iskandar, dan Gereja Kristus kembali digelar di Pengadilan Tata Usaha Negara, Jakarta Timur, Kamis (8/1). Sidang dengan agenda duplik Dukcapil dan Gereja Kristus terpaksa ditunda lantaran duplik belum siap. Pihak Ludwig pun geram. Kuasa hukum Jessica Iskandar, Bryan Praneda, SH, seusai sidang kepada wartawan mengungkapkan, Jessica Iskandar selaku tergugat intervensi belum mempersiapkan duplik. “Hari ini seharusnya penyerahan duplik dari pihak kami, dikarenakan kami belum siap karena ada beberapa urusan di luar kota, dan Lidya masih di Eropa. Isi duplik itu sendiri menjawab dari replik, fakta hukum, kejadian,” kata Bryan Praneda. Yang jelas, kata Bryan, pihaknya sudah menyiapkan bukti-bukti tertulis yang akan diserahkan ke hakim. “Semuanya sudah kita siapkan, tunggu saja tanggal mainnya,” lanjut Bryan. Sikap Jessica dan pengacaranya membuat pihak Ludwig geram. Mereka menilai Jessica sengaja mengulur-ulur waktu. “Saya jadi bingung, kemarin di PN Jaksel juga begitu,” kata Windri, kuasa hukum Ludwig. Meski begitu, pihak sudah menyiapkan langkah jitu. Bukti dan saksi akan diserahkan ke majelis hakim.”Soal apa bukti dan siapa saksi tidak bisa saya katakan sekarang. Lihat saja nanti, biar surprise,” kata Windri. Lebih lanjut Windri juga menjelaskan jika saat ini Ludwig masih memantau perkembangan kasusnya terseke halaman 11 kol 6
KURS RUPIAH Terhadap Dolar AS
12.658
12.670 12.610 12.490 12.436 12.440 12.474 12.430 30 31/12 2 5
Cuaca Buruk, Ekor AirAsia Gagal Diangkat
Tiga Penyerang Brutal Kantor ‘Charlie Hebdo’ Serahkan Diri Paris, BP Hamyd Mourad (18), yang bersama dua orang bersaudara menyerang kantor mingguan satir Charlie Hebdo di Paris, telah menyerahkan diri kepada polisi. Hal ini dikatakan seorang sumber kepada Kantor Berita AFP. “Hamyd Mourad telah menyerahkan diri ke polisi pada Rabu pukul 11 malam waktu setempat (atau 05.00 WIB) setelah melihat namanya beredar di media sosial. Dia telah ditangkap dan dibawa ke tahanan,” kata sumber lainnya. Polisi Prancis sebelumnya mengatakan, telah mengidentifikasi tiga tersangka penyerang yang menewaskan
6/1
Sumber: Bank Indonesia
AFP
JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 12.11 15.36 18.19 19.33 SUBUH (10/1): 04.38
HotNews...
vember lalu. “Evaluasi kembali tarifnya. Kalau selisih signifikan harap ada penyesuaian tarif dari Organda dan Walikota,” ungkap Pelaksana tugas (Plt) Direktur Jenderal (Dirjen) Perhubungan Darat Sugihardjo di Kemenko Perekonomian, Ja-
karta, Kamis (8/1). Imbauan ini dikatakan Sugihardjo, karena harga BBM telah mengalami penurunan. Sehingga, bagi daerah yang telah menaikkan tarif cukup signifikan diharap dapat melakukan penyesuaian. “Tarif angkutan kota memang ke-
wenangan Bupati atau Walikota. Jadi Walikota atau Organda bisa meninjau kembali,” kata dia. Di beberapa daerah, kata Sugihardjo, ada kenaikan yang cukup signifikan, seperti ke halaman 11 kol 1
Mengunjungi Istana Bogor, Pilihan Wisata Edukatif IST
Kendarai Motor Bawa Pulang Ayah Mabuk SEBUAH aksi luar biasa seorang bocah berusia tujuh tahun di kota Yizhou, wilayah otonomi Guangxi Zhuang, Cina, menjadi sensasi di media sosial negeri itu. Seorang bocah laki-laki berusia tujuh tahun terekam kamera tengah mengendarai sepeda motor roda tiga pada Selasa (6/1) malam. Sementara di dalam bak motor tergeletak sang ayah yang mabuk berat. Sejumlah saksi mata mengatakan, mereka melihat ke halaman 11 kol 3
ISTIMEWA
PATUNG PRESIDEN - Museum Kepresidenan Balai Kirti di komplek Istana Kepresidenan Bogor menampilkan patung mantan enam presiden RI di lantai pertama yang disebut dengan Galeri Kebangsaan. INZERT: Maprayadi Hidayat, asal Palembang, Sumsel yang saat ini bekerja di Istana Kepresidenan Bogor.
Palembang, BP Kemenangan besar diraih Sriwijaya FC (SFC) jelang turun pada ajang Trofeo Persija, Jakarta, 11 Januari nanti. Menghadapi Mali Selection di Lapangan Soetasoma, Halim Perdana Kusuma, Jakarta, Kamis (8/1) sore, skuad Laskar Wong Kito menang telak 6-2 dalam pertandingan yang berlangsung 3x30 menit itu. Gol SFC dicetak Syakir Sulaiman menit 5, Morimakan Koita menit 32, Abdoulaye Maiga menit 64, Risky Dwi Ramadhana menit 70, Cristian Vaquero menit 74, Anis Nabar menit 78, dan terakhir Ferdinand Sinaga menit 83. Pada babak pertama, SFC memainkan Yogi Triana, Rishadi Fauzi, Ngurah Wahyu Trisnajaya, Djajang Maulana, Fathul Rahman, Manda Cinggi, Alan Martha, Ichsan Kurniawan, Hapit Ibra-
ke halaman 11 kol 6
him, Syakir Sulaiman dan Risky Dwi Ramadhana. Di babak kedua, Benny Dollo mulai memasukkan Dian Agus Prasetyo, Wildansyah, Fachrudin, Abdoulaye Maiga, Jecky Arisandi, Asri Akbar, Morimakan Koita, Anis Nabar, Ferdinand Sinaga, Patrich Wanggai dan Christian Vaquero. Meski menang, pelatih Benny Dollo belum puas, karena masih banyak kesalahan elementer yang dilakukan anak asuhnya. Dari hasil pengamatannya, ada beberapa kesalahan yang dilakukan anak asuhnya pada pertandingan tersebut. “Kalau dilihat hasil sih cukup bagus. Namun masih banyak kekurangan yang harus kita perbaiki. Salah satu yang harus kita benahi seperti masalah transisi, banyak yang salah umpan, ke halaman 11 kol 1
Atletico Madrid 2 vs Real Madrid 0
Awal Tahun Buruk Bagi Madrid
Madrid, BP Setelah menorehkan 22 kemenangan beruntun di laga Liburan sekolah selalu resmi, Real Madrid mengidentik dengan acara berwisata. Pilihan berwisata awali dua kekalahan beruntun di awal 2015. seharusnya memiliki nilaiMadrid menutup tahun nilai. Apalagi destinasi 2014 dengan catatan imprewisata di Tanah Air sangat sif plus satu trofi Piala Dunia antarklub di tangan. Namun, beragam. Baiknya lokasi begitu tahun berganti, mewisata bagi anak sekolah reka langsung menelan dua adalah yang mengandung kekalahan, satu dari Vaunsur pendidikan. Salah lencia (1-2) di La Liga akhir satu pilihan itu adalah pekan lalu dan Atletico Mamengunjungi Istana drid di leg I perdelapanfinal Copa del Rey, Kamis (8/1) diKepresidenan Bogor. nihari WIB. Pada laga yang berlangENGAPA Bogor menjadi sung di Vicente Calderon, pilihan? Banyak Madrid kalah 0-2 dari sang pertimbangan. Di rival sekota. Gol pertama antaranya Kota Bogor yang lebih Atletico tercipta pada menit sejuk bisa menjadi pertimbangan. 58 lewat tendangan penalti Karena dari Kota Bogor, Raul Garcia. Penalti tersebut pengunjung bisa sekaligus mengunjungi obyek wisata lainnya. diberikan setelah Sergio Ramos merangkul dan menDari Bogor lebih dekat ke Puncak jatuhkan Garcia di dalam atau pilihan lainnya ke Kota kotak penalti. Sementara gol kedua Atleke halaman 11 kol 3
M
dengan curah yang sangat tinggi. Curah hujan yang tinggi berpotensi terjadinya banjir di sejumlah wilayah yang sering tergenang ketika hujan lebat. Saat ini masih relatif aman,” ujarnya. Menurut Indra, curah hujan saat ini berintensitas 200-300 milimeter. Ketika memasuki pertengahan Januari, curah hujan bisa lebih dari itu. Peningkatan curah hujan ini terjadi lantaran pengaruh suhu surplus laut
Kalahkan Mali Selection Bendol Belum Puas
Tarif Angkutan Diminta Turun Jakarta, BP Organisasi Gabungan Angkutan Darat (Organda) diimbau melakukan penyesuaian tarif angkutan umum. Khususnya bagi daerah yang kenaikan tarifnya signifikan pada saat kenaikan bahan bakar minyak (BBM) No-
ke halaman 11 kol 3
BMKG: Waspadai Angin Kencang
SIDANG LANJUTAN – Liza Sako, yang merupakan istri muda Walikota Palembang nonaktif Romi Herton, menjadi saksi pada sidang lanjutan kasus dugaan suap sengketa pemilukada Palembang di Mahkamah Konstitusi dengan terdakwa Romi Herton dan istrinya, Masyito, di Pengadilan TIpikor, Jakarta, Kamis (8/1). Palembang, BP Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Sumatera Selatan (Sumsel) mengimbau masyarakat agar mewaspadai cuSelat Karimata, BP Panglima Komando RI Ar- laman dilakukan pukul Moeldoko dan petinggi TNI. rah hujan yang tinggi disertai Proses evakuasi ekor pesa- mada Wilayah Barat (Pa- 12.30. Para penyelam turun Rencananya, pengang- angin kencang, medio wat AirAsia QZ8501 dari ke- ngarmabar) Laksamana Mu- mengikuti tali yang sudah katan ekor AirAsia QZ8501 Januari. Hal tersebut dikatakan dalaman 35 meter perairan da (Laksda) Widodo, lima diikatkan ke ekor kapal dan akan dilanjutkan besok kalaut Jawa tidak bisa disele- penyelam dari tim gabungan balon berwarna oranye yang rena perkiraan cuaca men- Kepala Seksi Observasi dan saikan, Rabu (8/1). Kondisi TNI memaparkan evaluasi ada di permukaan. Tapi pe- dukung pada pukul 06.00- Informasi Stasiun Klimatoarus bawah laut yang tidak hasil penyelaman di KRI nyelam tak sampai ke dasar 11.30. Waktu yang dibutuh- logi Kenten BMKG Sumsel bersahabat menjadi penye- Banda Aceh di perairan Laut laut. “Arus bawah laut ken- kan untuk proses pemasa- Indra Purna, Kamis (8/1). babnya. Jawa, kemarin. cang. Lokasi (ekor-red) tidak ngan floating bag hingga “Cuaca ekstrim akan terjadi di pertengahan Januari. Di hadapan Panglima TNI Penyelam Letnan Dua Edy bisa ditembus,” kata Edy ke halaman 11 kol 3 Hujan akan turun setiap hari Jenderal TNI Moeldoko dan Abdillah mengatakan, penye- memberikan laporan kepada
DISERANG – Kantor majalah satire Charle Hebdo diserang dua pria bersenjata, Rabu (7/1). Serangan ke halaman 11 kol 1 tersebut mengakibatkan 12 orang tewas, dua di antaranya polisi, sementara beberapa lainnya luka-luka.
12.589
12.550
MEDIA INDONESIA
ngan Romi Herton. Kabar hubungan Liza dan Romi semula menjadi bahan pertanyaan JPU KPK. Pertanyaan serupa juga dilontarkan wartawan kepada Liza usai bersaksi di Pengadilan Tipikor, Kuningan, Jakarta. Liza menjadi saksi atas terdakwa Romi Herton dalam perkara suap kepada Akil Muchtar, mantan Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) RI. “No comment,” jawab Liza singkat. Jawaban serupa juga disampaikan Liza ketika ditanya soal ada tidaknya perni-
tico diciptakan oleh Jose Gimenez pada menit 75. Kali ini gol tercipta lewat sundulan Gimenez menyambut sepak pojok yang dieksekusi oleh Gabi. Sebelum dua kekalahan ini, Madrid juga sempat menelan kekalahan 2-4 dari AC Milan pada 30 Desember 2014. Namun, laga tersebut bukanlah laga resmi, melainkan laga persahabatan. Sederet hasil buruk tersebut jelas bikin kecewa punggawa Los Blancos. Bek Madrid Marcelo menyebut laga melawan Atletico begitu menyulitkan karena satu-satunya yang berusaha dilakukan Los Colchoneros adalah memompa bola langsung ke depan dari waktu ke waktu. “Kita lihat saja nanti, apa yang akan pelatih katakan kepada kami untuk melawan permainan mereka. Yang mereka lakukan cuma berusaha ke halaman 11 kol 3