KAMIS 20 SEPTEMBER 2018
Hotline: 0711-372323
Nomor 4554 Tahun Ke-14 Terbit 20 Halaman
beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi
Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000
Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel
Luar Kota Tambah Ongkos Kirim
facebook.com/beritapagi.co.id
Prabowo Gantikan Alex Noerdin Jadi Penjabat Gubernur Sumsel Gubernur Sumsel H Alex Noerdin mengakhiri jabatan lebih cepat 6 minggu dari yang semestinya. Kemendagri telah menyiapkan Sekjen Hadi Prabowo sebagai penjabat pengganti.
Palembang, BP Alex Noerdin pamit mengundurkan diri sebagai Gubernur Sumatera Selatan. Hal itu dilakukan karena Alex akan maju ke Senayan dalam Pemilihan Legislatif (Pileg) 2019. Untuk itu, Kementerian Dalam Negeri atau Kemendagri telah menyiapkan penggantinya yang bakal
dilantik pada 21 September nanti. Informasi yang diperoleh, pengganti Alex Noerdin tertuang dalam Keputusan Presiden RI Nomor 130/P Tahun 2018 tentang Pemberhentian dengan Hormat Gubernur dan Wakil Gubernur Sumsel masa jabatan 2013-2018 dan Pengangkatan Penja-
bat Gubernur Sumsel. Menanggapi hal tersebut, Alex Noerdin mengatakan, rencananya pelantikan tersebut akan dilakukan pada 21 September mendatang. Untuk PJ Gubernur Sumsel ditunjuk langsung dari Kemendagri. Artinya, bukan dari Sumke halaman 11 kol 3
Hadi Prabowo
Liverpool 3 vs PSG 2
Neymar Titik Lemah Liverpool, BP Manajer Liverpool Juergen Klopp mengungkapkan strateginya untuk memanfaatkan Neymar berjalan sukses. Alhasil, The Reds bisa mengalahkan Paris StGermain. Liverpool langsung mendapat lawan berat di matchday I Grup C Liga Champions, Rabu (19/9) dinihari WIB, yakni PSG yang jadi favorit juara. Kehadiran Neymar, Kylian Mbappe,
HotNews...
dan Edinson Cavani jadi alasan mengapa Liverpool harus khawatir. Tapi begitu pertandingan berjalan, Liverpool boleh dibilang bisa mengimbangi dan bahkan menggungguli PSG dari sisi penciptaan peluang. Menurut catatan Whoscored, Liverpool bikin 17 attempts dan PSG punya sembilan. Liverpool lebih agresif ke halaman 11 kol 3
HUMAS PEMPROV
Cegah ‘Bully’, Sewa Jasa ‘Paman Sangar’ UNTUK mencegah adanya perundungan (bully), para orangtua di Korea Selatan (Korsel) mulai memanfaatkan jasa penyewaan ‘Paman Sangar’. Diwartakan Oddity Central, Selasa (18/9), fenomena perusahaan yang menyewakan jasa ‘paman’ itu dilaporkan mulai berkembang sejak awal September. Merujuk kepada laporan Chosun Ilbo, setiap perusahaan menawarkan paket berbeda tergantung keinginan dari orangtua korban bully. Sebagai contoh adalah perusahaan di Yeongdeungpogu menawarkan Paket Paman. Yakni pria berusia sekitar 30 maupun 40-an berwajah sangar dan mengintimidasi. Pria itu bakal mengaku sebagai paman si penyewa, dan menemaninya setiap hari selama dua pekan dengan biaya 500.000 won, sekitar Rp6,6 juta, per hari. ke halaman 11 kol 1 JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 11.58 15.05 18.00 19.09 SUBUH (21/9): 04.37
JALUR KHUSUS–Gubernur Sumsel H Alex Noerdin menghadiri ground breaking ceremony pembangunan jalur Kereta Api khusus Batubara Servo Railway di Jalan Prabumulih-Baturaja KM 68 Desa Menanti, Kecamatan Lubai, Kabupaten Muaraenim, Rabu (19/9).
Sumsel Miliki Jalur KA Khusus Batubara Muaraenim, BP Besarnya potensi sumber daya batubara yang ada di Sumatera Selatan dan semakin meningkatnya kebutuhan batubara, PT Servo Marga Sejahtera
pun berinvestasi membuat jalur kereta api khusus untuk mengangkut batubara. Jalur kereta yang kini mulai dibangun akan memiliki panjang 150 kilometer. Komisaris Servo Group
Widhi Hartono mengatakan, jalur kereta api untuk angkutan batubara akan dibangun sepanjang 150 kilometer. Jalur yang dibangun akan melintasi tiga kabupaten, yaitu Ka-
bupaten Lahat, Muaraenim, dan Ogan Ilir. “Dibangunnya jalur kereta untuk angkutan MICHAEL REGAN/GETTY IMAGES batubara ini jadi lebih MENCOBA–Neymar mencoba melewati pemain Liverpool dalam kejuaraan Liga Champions Grup C di Liverpool, ke halaman 11 kol 3 United Kingdom, Rabu (19/9) dinihari WIB.
HDMY Serahkan SK DPP Hanura ke Hakim Terancam Tanpa Dzhalilov
Palembang, BP Sidang lanjutan gugatan perkara nomor 39/G/ 2018/PTUN.PLG yang diajukan pegiat demokrasi, RM Ishak Badaruddin, SM,HK melalui tim advokasinya dari kantor hukum Alamsyah Hanafiah, SH, MH dan rekan serta kantor hukum Herman Hamzah, SH dan rekan, kembali digelar di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Palembang, Rabu (19/9). Dalam persidangan tersebut, Ishak Badaruddin melawan KPU Sumsel dengan obyek gugatan Keputusan KPU Sumsel Nomor :1/PL.03.3-Kpt/16/prov/II/ 2018 tentang penetapan paslon peserta pilgub dan Wakil Gubernur Sumsel 2018, khususnya pasa-
BP/DUDY OSKANDAR
Palembang, BP Kabar tak menyenangkan kembali datang dari Sriwijaya FC. Winger asal Tajikistan, Manuchekhr Dzhalilov mengalami cedera engkel saat sesi latihan di lapangan Atletik Jakabaring Sport City (JSC), Rabu (19/9). Padahal, skuad Laskar Wong Kito akan bertolak ke Makassar pada Jumat (21/9) nanti, guna melakoni laga tandang pekan ke23 Liga 1 menghadapi PSM Makassar di Stadion Andi Matalatta, Makassar, Minggu (23/9). Jika Dzhalilov betul-be-
LANJUTAN-Sidang lanjutan gugatan perkara yang diajukan pegiat demokrasi RM Ishak ke halaman 11 kol 1 Badaruddin SMHK di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Palembang, Rabu (19/9).
ke halaman 11 kol 6
Manuchekhr Dzhalilov