BERITAPAGI - Kamis, 9 Agustus 2018

Page 1

KAMIS 9 AGUSTUS 2018

Hotline: 0711-372323

Nomor 4521 Tahun Ke-14 Terbit 20 Halaman

beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi

Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000

Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel

Luar Kota Tambah Ongkos Kirim

facebook.com/beritapagi.co.id

Penggugat KPU Serahkan 9 Bukti Penggugat Ishak Badaruddin menyerahkan sembilan bukti kepada majelis hakim PTUN. KPU Sumsel belum menyerahkan bukti satu pun, dan tergugat II intervensi hanya menyerahkan satu fotokopi KTP.

Palembang, BP Sidang lanjutan gugatan perkara nomor 39/G/ 2018/PTUN.PLG yang diajukan pegiat demokrasi, RM Ishak Badaruddin, melalui tim advokasinya dari kantor hukum Alamsyah Hanafiah dan rekan, serta dari kantor hukum Herman Hamzah kembali digelar di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Palembang, Jumat (3/8). Dalam persidangan tersebut, RM Ishak Badaruddin melawan KPU Sumsel dengan obyek gugatan Keputusan KPU Sumsel Nomor :1/PL.03.3Kpt/16/prov/II/2018 tentang penetapan paslon

peserta Pilgub dan Wakil Gubernur Sumsel 2018, khususnya pasangan nomor urut 1 Herman Deru dan Mawardi Yahya pada 12 Februari 2018. Sidang dipimpin majelis hakim Firdaus Muslim dan anggota Sahibur Rasyid, serta Rahmadi dengan panitera Rina Zaleha. Dihadiri tergugat dari pihak KPU Sumsel yang diwakili kuasa hukum M Arya Aditya dan tergugat II Intervensi pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sumsel H Herman Deru-Mawardi Yahya (HD-MY) diwakili kuasa ke halaman 11 kol 3

Banyak Daerah Sulit Dijangkau Korban Tewas Jadi 347

JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 12.10 15.30 18.09 19.20 SUBUH (10/8): 04.49

HotNews...

Bongkar Makam Anak Cuma Temukan Boneka

SEORANG pria di Honduras dibuat terkejut saat membongkar makam anaknya yang baru lahir dan menemukan sebuah boneka di dalam peti mati sang anak. Melvin Mendoza, seorang anggota angkatan bersenjata Honduras, curiga dengan cerita kekasihnya, Rosa Castellanos Diaz, mengenai kehamilan dan kematian satu dari dua anak kembar yang baru dilahirkannya. Melvin semula memercayai pengakuan pasangannya, Rosa, bahwa dirinya telah hamil, bahkan mengandung anak kembar. Selama sembilan bulan, Rosa berhasil membuat Melvin dan keluarga percaya dengan ceritanya. Namun saat hari kelahiran tiba, Rosa pergi meninggalkan desa, menumpang bus menuju ibukota Tegucigalpa. Dia mengaku akan melahirkan di rumah sakit kota itu. Pada malam harinya, Rosa menelepon Melvin dan mengabarkan tentang kematian salah satu bayi yang baru dilahirkannya. ke halaman 11 kol 1

Jakarta, BP Warga yang jadi korban tewas karena gempa 7 skala Richter di daerah Lombok Utara, Nusa Tenggara Barat, mencapai 347 orang. Jumlah ini berdasarkan laporan dari para camat dan Bupati Lombok Utara. Dilansir dari Antara, Badan Badan Penanggulangan Bencana Daerah Lombok Utara mendapat laporan dari seluruh camat soal korban tewas itu. “Data tersebut dilaporkan pada pertemuan para camat bersama bupati hari ini,” kata Kepala BPBD Lombok Utara Iwan Asmara, Rabu (8/8). AP PENCARIAN KORBAN–Upaya pencarian korban gempa 7 SR yang diduga masih terjebak di reruntuhan Masjid Jamiul Data sementara korban Jamaah di Desa Bangsal, Lombok Utara, kembali dilakukan pada Rabu (8/8). meninggal dunia tersebar

di Kecamatan Gangga 54 orang, Kayangan 171 orang, Bayan 11 orang, Tanjung 54 orang, dan Pemenang 57 orang. “Itu total data sementara yang kami terima dari seluruh camat hingga Rabu siang,” katanya. Sebelumnya Gubernur NTB Muhammadi Zainul Majdi menyebut korban tewas gempa yang mengguncang NTB sebanyak 226 orang. Menurutnya, jumlah tersebut bisa saja bertambah mengingat banyak wilayah yang belum terjangkau sehingga korban belum terdata. Sementara itu Kepala ke halaman 11 kol 1

Gubernur Alex Buat Pempek Adaan Yakin Pempek Go Internasional Palembang, BP Bersama Menteri Pariwisata Republik Indonesia Arief Yahya, Gubernur Sumatera Selatan H Alex Noerdin tampak bergantian membentuk adonan pempek adaan untuk digoreng ke dalam minyak panas yang sudah disediakan di acara Pemecahan Rekor Muri Sajian Pempek berSNI terbanyak 18.818 buah di Benteng Kuto Besak (BKB), Rabu (8/8) sore. Aksi kedua tokoh ini tak urung membuat penasaran warga yang sudah memadati BKB sejak pagi. “Nah pinter pulok Pak Alex bikin pempek,” celeBP/AMRDIANSYAH tuk Yayak (46), salah seo- REKOR MURI–Bersama Menteri Pariwisata Arief Yahya, Gubernur Sumsel H Alex Noerdin membuat adonan adaan dalam acara Pemecahan Rekor MURI Sajian Pempek ber-SNI ke halaman 11 kol 3 terbanyak 18.818 buah di BKB, Rabu (8/8) sore.

BP/SUGIARTO

ASIAN GAMES–Atlet Village JSC Palembang yang menjadi rumah singgah atlet peserta Asian Games, Rabu (8/8).

JSC Pastikan Kesiapan Wisma Atlet Palembang, BP Otoritas Jakabaring Sport City (JSC) Palembang memastikan kesiapan wisma atlet menghadapi kedatangan atlet peserta Asian Games. Hunian atlet menjadi hal yang penting lantaran

berhubungan saat mereka dari dan menuju venue. Sehingga kenyamanan sesuai Standar Operasional Prosedur (SOP) perlu diberlakukan. Direktur Utama PT JSC ke halaman 11 kol 3


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
BERITAPAGI - Kamis, 9 Agustus 2018 by BERITAPAGI - Issuu