RABU 28 NOVEMBER 2018
Hotline: 0711-372323
Nomor 4608 Tahun Ke-14 Terbit 20 Halaman
beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi
Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000
Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel
Luar Kota Tambah Ongkos Kirim
Dodi: Jadi Motivasi Berikan Pelayanan Prima Warga Jakarta, BP Kabupaten Musi Banyuasin (Muba) kembali mengharumkan namanya di level nasional. Kali ini Muba mendapat penghargaan kategori Sangat Baik Role Model Unit Penyelenggaraan Pelayanan Publik melalui Dinas Penanaman Modal dan Pelaya-
nan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Kabupaten Muba. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) RI mengundang seluruh kepala daerah yang mendapatkan penghargaan termasuk Bupati Muba H Dodi Reza
Alex untuk menerima penghargaan secara langsung yang diserahkan oleh Safruddin selaku Menpan RB RI di Balai Kartini Jakarta, Selasa (27/11). Menurut Safruddin yang juga mantan Wakapolri, Unit Penyelenggarake halaman 11 kol 3
facebook.com/beritapagi.co.id
PENGHARGAAN– Bupati Muba H Dodi Reza Alex menerima penghargaan yang diserahkan Menpan RB RI Safruddin di Balai Kartini Jakarta, Selasa (27/11).
Kesempatan Balas Dendam Paris Saint-Germain akan menjamu Liverpool di Parc des Princes pada matchday 5 Grup C Liga Champions 2018/19, Kamis (28/11) dinihari WIB. Mengingat persaingan yang begitu ketat, duel ini pun sifatnya sangat krusial. Paris, BP Napoli (6 poin), Liverpool (6 poin), PSG (5 poin) dan Red Star Belgrade (4 poin) semuanya masih punya kans untuk lolos ke babak 16 besar. Terpeleset di matchday ini sama sekali bukanlah pilihan. PSG takkan bisa finis dua besar jika mereka kalah, dan Napoli menang menjamu Red Star di Italia. Sementara itu, Liverpool akan lolos jika menang, selama Red Star gagal menang. Pada matchday 1, Liverpool mengalahkan PSG di Anfield dengan skor 3-2. Gol Daniel Sturridge dan penalti James Milner membawa Liverpool memimpin 2-0, tapi PSG
Rossa
Soal Isu Lamaran PENYANYI Rossa sempat dikabarkan tengah melangsungkan proses lamaran belum lama ini. Kabar itu beredar karena adanya video dari Melly Goeslaw menggantikan Rossa saat penjurian Indonesian Idol, karena Rossa berada di California. Dalam video itu, Melly mengatakan bahwa Ocha, begitu sapaannya tengah lamaran. Ocha mengklarifikasi bahwa Melly hanya bercanda. “Enggak, enggak, gosipnya cuma lamaran doang kayak kemarin ya. Teh Melly tuh, tahu sendiri kan teh Melly orangnya iseng ya, apa juga diomongin sama dia,” kata Rossa di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Selasa (27/11). “Dan dia enggak bermaksud hoax atau apa juga. Dia memang orangnya iseng saja,” lanjutnya. Meski Melly sering usil, Rossa tak merasa tersinggung. “Dia paling sering isengin gue. Karena gue gampang diisengin dan kemarin itu karena dia gantiin aku,” ungkap pelantun Pudar itu. pit JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 11.52 15.16 17.59 19.14 SUBUH (29/11): 04.20
HotNews...
Simpan Uang di Mesin Cuci, Didakwa Pencucian Uang
ke halaman 11 kol 3
Alex Dukung PALI Lumbung Atlet Sumsel PALI, BP Mantan Gubernur Sumatera Selatan dua periode 2008-2018 H Alex Noerdin menyatakan dukungan kepada Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir untuk menjadi lumbung atlet bagi Provinsi Sumsel. Hal ini disampaikannya dalam sambutannya selaku Ketua Umum KONI Sumsel saat melantik jajaran pengurus KONI PALI di gedung Pesos Komperta Pendopo, Selasa (27/11). Hadir dalam acara pelantikan tersebut Wakil Ketua Umum KONI Sumsel Dhennie Zainal, Kabid Organisasi Asdit Abdullah, Ketua BAI Amir Faisal, dan beberapa jajaran pengurus KONI Sumsel lainnya. Lebih lanjut dikatakan Alex, Kabupaten PALI memiliki potensi dalam pengembangan olahraga karena tersedianya sejum-
Palembang, BP Guna menghindari pengaturan skor di laga terakhir Liga 1, manajemen Sriwijaya FC meminta dan mendukung sepenuhnya gagasan dari Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI, Gusti Randa, yang menyarankan PT Liga Indonesia Baru (LIB) menggelar laga pekan ke-34 Liga 1 2018 secara serentak. Hal itu disampaikan Asisten Manajer SFC Achmad Haris, Selasa (27/ 11). Melihat klasemen saat ini, tak hanya Persija Jakarta dan PSM Makassar yang bersaing merebut juara yang perlu pertandingan secara bersamaan, tapi juga tim papan bawah. Lima tim tengah berjuang dari cengkeraman degradasi musim ini, IST PELANTIKAN–Ketua umum KONI Sumsel H Alex Noerdin saat melantik jajaran pengurus yakni SFC, Mitra Kukar, ke halaman 11 kol 3 KONI PALI di gedung Pesos Komperta Pendopo, Selasa (27/11). Perseru Serui, PS Tira,
TP PKK Jadikan Gambo Muba Unggulan Selama ini orang tahu Palembang yang punya jumputan. Ternyata sekarang PKK Muba bisa menciptakan kain jumputan dengan pewarna alami. Tentu ini merupakan prestasi karena mengangkat potensi daerah.
KEPOLISIAN Belanda menangkap seorang pria setelah menemukan uang bernilai 350.000 euro atau sekitar Rp5,7 miliar di dalam mesin cucinya. Setelah ditangkap, pria itu dijerat dakwaan melakukan pencucian uang. Dakwaan yang amat cocok bukan? Dalam pernyataan resminya, kepolisian mengatakan, tengah memeriksa sebuah KUNKER–Ketua TP PKK Sumsel Hj Febrita Lustia Herman Deru didampingi Ketua TP PKK Muba Hj Thia Yufada Dodi Reza saat kunker ke Muba.
dan PSMS Medan. Laga terakhir kelima tim ini sebaiknya juga digelar bersamaan untuk meminimalisir potensi main mata. “Kita setuju sekali kalau pertandingan terakhir digelar bersamaan, untuk menghindari hal-hal negatif (pengaturan skorred),” ucap Haris. Di laga terakhir itu, SFC akan bertandang ke markas Arema FC, Jumat (7/12), PS Tira melawan Borneo FC, Minggu (9/12), PSMS Medan versus PSM Makassar, Minggu (9/12), Perseru Serui melawan PSIS Semarang, Sabtu (8/ 12) dan terakhir Mitra Kukar melawan Persija Jakarta, Sabtu (8/12). Dari kelima laga penentu ini, SFC menjadi tim pertama yang bermain. Hal ini tentu merugikan ke halaman 11 kol 6
Desember, 4.315 KK Nikmati Jargas
Palembang, BP Sebanyak 4.315 kepala keluarga berpenghasilan rendah yang berada di wilayah Kecamatan Seberang Ulu (SU) I, SU II, Plaju, dan Jakabaring tidak ETUA Tim Penggerak Pember lama lagi akan menikmati dayaan Kesejahteraan jaringan sambungan gas Keluarga Provinsi Sumatera rumah tangga dari Pemkot Selatan Hj Febrita Lustia Herman Palembang. Deru meminta agar TP PKK Kabag Pembangunan kabupaten/kota dalam Provinsi Sumsel Setda Palembang Zuryati mempunyai produk unggulan, yang mengatakan, sambungan nantinya menjadi ciri khas daerah jaringan gas bagi 4.315 KK masing-masing seperti Gambo Muba warga tersebut merupakan bantuan dari Kemenke halaman 11 kol 3 terian ESDM. Hal itu
K BP/ARIF
ke halaman 11 kol 1
SFC Desak Laga Akhir Serentak
dilakukan guna mengurangi beban masyarakat kurang mampu, khususnya di wilayah Seberang Ulu. “Penerima bantuan ini tidak dipungut biaya sama sekali. Karena prioritas utamanya adalah masyarakat tak mampu. Pemkot Palembang bertugas melakukan pendampingan, pengurusan izin pemasangan pipa jaringan gas, pendataan dan lainnya,” katanya saat dibincangi di ke halaman 11 kol 6