Selasa, 13 Januari 2015

Page 1

SEL ASA 13 JANUARI 2015 beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi

Nomor 3377 Tahun Ke-10 Terbit 24 Halaman

facebook.com/beritapagi.co.id

Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000

Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel IST

MI/ARYA MANGGALA/FZ

FDR AirAsia Diserahkan ke KNKT Pangkalan Bun, BP Tim SAR berhasil mengevakuasi Flight Data Recorder (FDR) yang merupakan bagian dari kotak hitam AirAsia QZ8501 yang telah ditemukan pada Senin (12/1). FDR tersebut diserahkan kepada Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) untuk diperiksa. FDR diserahkan langsung Panglima TNI Moeldoko kepada Ketua Komite Nasional Keselamatan Transportasi (KNKT) Ta-

tang Kurniadi. FDR yang diambil penyelam dimasukkan ke kontainer berisi air dan diterbangkan dari Pangkalan Bun ke Jakarta dengan menggunakan Pesawat Boeing737 VIP. Setelah itu FDR dibawa ke Kantor KNKT untuk dianalisis. FDR yang ditemukan di air harus selalu disimpan di wadah berair agar tidak rusak memorinya. Meski FDR AirAsia telah ditemukan, Moeldoko meminta pra-

FDR – Personel TNI memindahkan Flight Data Recorder (FDR) yang merupakan bagian dari kotak hitam AirAsia QZ 8501, usai jumpa pers di Lanud Iskandar, Pangkalan Bun, Kalimantan Tengah, Senin (12/1).

juritnya untuk tetap melakukan pencarian terhadap satu bagian kotak hitam (black box) lainnya. “Saya tadi menekankan kepada prajurit-prajurit saya bahwa pencarian belum selesai karena masih ada lagi Cockpit Voice Recorder (CVR) yang harus ditemukan dan bodi pesawat, karena saya ada keyakinan masih ada korban-korban dan itu harus ditemukan,” katake halaman 11 kol 3

Membeludak, Pasien BPJS Terabaikan Pemerintah mewajibkan warga negara mengikuti program jaminan kesehatan nasional (JKN), namun tidak dibarengi infrastruktur dan sumber daya pelayanan. Kini pasien BPJS membeludak dan akibatnya tidak terlayani.

Siti Badriah

Melangkahi Zaskia SITI Badriah dan kekasihnya, Fahmi, memang belum memikirkan rencana untuk menikah. Tapi, keduanya sudah mulai mempersiapkan kebutuhan untuk masa depan. Ditemui di Studio Palem, Kemang Utara X, Jakarta Selatan, Senin (12/1), Siti Badriah berkata bahwa dirinya baru akan memikirkan pernikahan dua tahun lagi. Apa yang masih ditunggu oleh Sibad –sapaan akrab Siti Badriah— dan Ami? Sibad mengaku baru memikirkan pernikahan jika sahabatnya, Zaskia ‘Gotik’ sudah menikah lebih dulu. Serius? ”Pokoknya teteh (Zaskia) aja dulu,” kata Siti. Menurut Sibad, sang pacar, Fahmi, juga sedang menyelesaikan kuliah. Sibad pun mengaku ingin memikirkan karier dulu. ”Emang Ami (Fahmi) juga masih ngurusin kuliah. Ngejar kuliah. Sibad juga karier belum seberapa. Mending teteh aja dulu yang udah duluan,” katanya. Fahmi sebenarnya adalah kakak dari pacar Zaskia, Rian. Karenanya ia tak enak melangkah. ”Kalau pernikahan mending teteh dulu. Kalau Aa kebetulan kan kakaknya Ami, jadi kalau misalnya Ami ngelangkahin Aa takutnya dimintain pelangkah gede,” ungkapnya. Selain rumah, Sibad juga mengutarakan keinginannya memiliki kendaraan dan tabungan masa depan jadi prioritas utamanya. Semua keinginannya itu sudah menjadi ke halaman 11 kol 1

KURS RUPIAH

12.568

Terhadap Dolar AS 12.750

12.732

12.700

12.731

12.650 12.658 12.600 12.550

6

8

9

Kapolsek IT II Bakal Dimutasi Tahanan Kabur Dideteksi Masih di Palembang

12/1

Sumber: Bank Indonesia

JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 12.11 15.36 18.19 19.33 SUBUH (13/1): 04.38

HotNews... Makan Gratis Untuk Pelanggan Cantik BANYAK cara digunakan para pebisnis untuk menarik pelanggan. Namun, cara yang digunakan sebuah restoran di kota Zhengzhou, provinsi Henan, Cina ini terbilang sangat unik. Para pengelola restoran ini menawarkan makan malam gratis bagi para pelanggan mereka yang dianggap cantik atau tampan. Siapa yang menilai tampang para pelanggan restoran ini? Tim penilainya adalah para karyawan sebuah klinik operasi plastik setempat. Restoran ini menyediakan sebuah alat untuk memindai wajah para pelanggannya. Para pelanggan yang ingin mendapatkan makan malam gratis harus memindai wajah mereka di alat yang disediakan. ke halaman 11 kol 1

ke halaman 11 kol 3

Tajamnya Trisula Barca

Barcelona, BP Barcelona tampil sangat baik saat menjalani laga sengit dengan Atletico Madrid. The Catalans memastikan bertahan di posisi dua klasemen setelah meraih kemenangan 3-1. Di Camp Nou, Senin (12/ 1) dinihari WIB, Barcelona membuka keunggulan melalui Neymar di menit 12. Sebelum turun minum tuan rumah menggandakan keunggulan lewat aksi Luis Suarez. Penalti Mario Mandzukic sempat membuat Atletico memperkecil ketinggalan menjadi 2-1. Tiga poin akhirnya didapat anak didik Luis Enrique setelah Lionel Messi ikut mencetak gol di menit 87. Tiga poin dari laga ini memastikan Barcelona duduk di BP/RIO PERIKSA – Anggota Provoost Polda Sumsel dan Polresta Palembang saat memeriksa posisi dua klasemen dengan poin 41. The Catalans terting11 kol 3 kondisi ruangan tahanan di Polsekta IT II Palembang, Senin (12/11). gal satu angka dari Real Madrid di posisi teratas, sementara Atletico ada di tangga ketiga dengan poin 38. Sepanjang 90 menit pertandingan berjalan sengit nya tempat tahanan. hanan ini belum begitu layak nin (12/1). WakaPolresta Palembang dan masih banyak yang Menurut Iskandar, stanAKBP Iskandar meninjau harus dibenahi. Seperti atas dar sel sebenarnya tak ada kondisi sel tahanan Polsek IT sel, selain plafon harusnya di- yang berbeda sama semua, II Palembang. tambah besi,” ujar Iskandar harus tertutup, pintu meng“Kita sudah cek, kalau di- saat memeriksa langsung, di ke halaman 11 kol 6 katakan layak, kondisi sel ta- Polsek IT II Palembang, Se-

dan keras. Total ada sembilan kartu kuning dikeluarkan wasit, enam di antaranya diarahkan pada pemainpemain Atletico. The Catalans tampil jauh lebih baik dalam laga ini dengan membuat 17 tembakan (7 on target) serta 68% penguasaan bola. Sementara Atletico membuat lima tembakan dan tiga mengarah ke target. Pelatih Barca Luis Enrique menyanjung tinggi pemainpemainya. Lionel Messi dkk disebut sang pelatih tampil komplet dan menunjukkan level permainan tinggi. Messi jadi bintang utama Barcelona dalam laga tersebut dengan pergerakan dan penempatan posisi yang membuat dia seperti berada di seluruh wilayah lapangan. Saat ditanya wartawan apakah Barcelona menunjukkan penampilan terbaiknya di sepanjang musim ini saat berhadapan dengan

Banyuasin, BP Akibat gelombang pasang, nelayan di Sungsang, Banyuasin terpaksa menghentikan sementara aktivitas melaut. Mereka tidak lagi menangRaut wajahnya begitu kusut. kap ikan. Sesekali ia memegang kepalanya Trides (43), salah seorang sembari duduk di sudut mushalla Sungsang mengatarumah sakit. Suasana yang panas nelayan kan, sejak sebulan terakhir membuatnya terlihat gerah. gelombang laut cukup tinggi. Nelayan tidak berani mencaWI CAHYO, begitu nama ri ikan di laut, karena sangat akrabnya, merasa kecewa berbahaya, apalagi nelayan dengan pelayanan di salah satu hanya menggunakan perahu RS swasta di Palembang. Orangtuanya tradisional, tidak kuat meyang merupakan pasien penyakit jantung nahan gelombang tinggi. tak kunjung mendapat kamar rawat Tapi sebagian nelayan ada inap. Empat hari ia menunggu tanpa yang tetap nekat ke laut, kapasti. rena tuntutan ekonomi yang Lebih mirisnya lagi, ada kesalahan hanya bergantung dengan komunikasi antara dokter dan petugas. hasil tangkapan ikan. Dwi seperti mendapatkan perlakuan “Jika kapal rusak, terdiskriminatif dalam pelayanan RS. guling dihantam ombak suMenurut Dwi, orangtuanya menerima dah sering. Tapi jika sampai telepon dari seorang dokter di RS korban jiwa, setahu saya betersebut atas informasi sudah tersedia lum, mudah-mudahan tidak kamar untuk rawat inap. Tapi ketika ada,” katanya. akan masuk pendaftaran, pihak RS Untuk memenuhi kebutumelalui petugas suster terkait han sehari-hari, mayoritas menyatakan kamar penuh. nelayan terpaksa hanya menangkap ikan di sekitaran ke halaman 11 kol 1 sungai dan muara. Namun di

sana mereka diancam oleh keganasan buaya yang kerap kali muncul menelan korban jiwa. “Sudah sering kejadian warga hilang dimakan buaya, tapi hati-hati saja, namanya kita mau cari makan pasti ada risiko” ungkapnya. Dengan tidak turun ke laut tentunya hasil tangkapan berkurang dari biasanya. Pendapatan pun menurun, biasanya bia mencapai Rp56 juta, kini rata-rata Rp50 ribu sampai Rp150 ribu. Untungnya, para ibu rumah tangga di sana banyak yang membuat makanan olahan dari hasil tangkapan nelayan, seperti ikan asin, terasi, salai dan kerupuk. “dari usaha inilah untuk menambah penghasilan,” jelasnya. Sementara itu Winardi (47), pedagang ikan di Sungsang mengatakan, akhirakhir ini pasokan ikan berkurang, terutama ikan laut. Harga ikan juga naik dari biasanya. “Tapi kenaikan harga ikan

Sel di Polsek Belum Layak MENINDAKLANJUTI kaburnya empat tahanan dari sel di Mapolsek IT II Palembang masih berbuntut. Peristiwa ini karena lemahnya pengawasan dan kontrol serta masih dinilai tidak layak-

swasta yang perusahaan tempatnya bekerja selama ini menjalin kerja sama dengan rumah sakit. Pemerintah selaku pembuat regulasi mewajibkan masuk BPJS, namun pada implementasinya pelayanan belum sepenuhnya siap. Kekecewaan terhadap pelayanan fasilitas BPJS bukan saja saat ingin berobat. Dari proses administrasi sudah bermasalah. BPJS kesehatan yang menggunakan sistem asuransi juga memberatkan warga miskin. Karena untuk masuk BPJS harus membayar premi per bulan, sementara pelayanannya tidak maksimal. Ahmad, seorang warga yang pernah menggunakan fasilitas berobat gratis dari Pemprov Sumsel berupa

Barcelona 3 - Atlético Madrid 1

Palembang, BP Pasca-kaburnya empat tahanan Polsekta Ilir Timur (IT) II Palembang, Kompol Ari Sudrajat selaku Kapolsekta IT II Palembang bakal dimutasi. Dimutasinya Kompol Ary Sudrajat merupakan sanksi yang harus diterimanya lantaran dinilai dalam kepemimpinannya selama menjadi Kapolsek IT II Palembang. Hal tersebut dikatakan Kapolresta Palembang Kombes Pol Sabaruddin Ginting didampingi Kabid Propam Polda Sumsel Kombes Pol Diediek saat ditemui di ruang kerja Kabid Propam Polda Sumsel, Senin (12/1). Ginting memastikan jika Kompol Ary Sudrajat akan diberhentikan dari jabatannya sebagai Kapolsek IT II Palembang. “Berdasarkan hasil pemeriksaan yang dilakukan oleh Kabid Propam Polda Sumsel, ditemukan sejumlah kelalaian dalam menjalankan tugas. Yang bersangkutan selaku pimpinan di polke halaman

12.640 7

Palembang, BP Warga yang mengikuti program JKN berupa Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan membeludak. Akibat masih lemahnya kemampuan sumber daya manusia (SDM) dan minimnya infrastruktur pelayanan, pasien BPJS terabaikan. Semua karyawan di perusahaan swasta yang selama ini mengelola sendiri program kesehatan, diwajibkan mengikuti BPJS. Sementara pasien dari BPJS sering telantar saat ingin mendapatkan pelayanan rawat inap di rumah sakit. Bila sebelumnya mendapatkan pelayanan kesehatan secara prima, dengan berpindah ke BPJS Kesehatan, karyawan mendapatkan pelayanan yang berbeda. “PeBP/ARRACHIM PENDAFTARAN BPJS – Sejumlah calon peserta BPJS menunggu antrean pendaftaran kantor BPJS Jalan R Sukamto, Palembang, layanannya jauh dari harapan,” ujar seorang karyawan Senin (12/1).

ke halaman 11 kol 1

Gelombang Pasang Nelayan Tak Melaut

10 Hari Menanti Belum Dapat Ruang Rawat Inap

D

BP/SUGIARTO

PELAYANAN BPJS – Suasana pelayanan di salah satu rumah sakit swasta di Palembang, Senin (12/1).

ke halaman 11 kol 1


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.