Selasa, 26 Juni 2018

Page 1

SELASA 26 JUNI 2018

Hotline: 0711-372323

Nomor 4483 Tahun Ke-14 Terbit 20 Halaman Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000 Luar Kota Tambah Ongkos Kirim

beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi

Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel

facebook.com/beritapagi.co.id

HDMY Kembali Dituntut Mundur Terkait Kasus Asusila dan Ijazah Palsu Puluhan massa yang tergabung dalam Front Rakyat Berantasan Korupsi Sumsel (FRAKSI) menggelar aksi di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumsel dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sumsel, Senin (25/6).

Palembang, BP Dalam aksinya, massa meminta kepada pihak terkait yakni KPU Sumsel dan Bawaslu Sumsel untuk membatalkan proses pencalonan pasangan Herman Deru dan Mawardi Yahya (HDMY). “Kita minta kepada pihak ke halaman 11 kol 3

DEMO–Massa yang tergabung dalam Front Rakyat Berantasan Korupsi Sumsel (FRAKSI) menggelar aksi di Komisi Pemilihan Umum (KPU) Sumsel dan Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Sumsel, Senin (25/6).

Messi Jadi Juru Taktik Argentina

JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 12.07 15.30 18.04 19.19 SUBUH (27/6): 04.44

HotNews...

Ribuan Lansia Cina Serahkan Peti Mati RIBUAN warga lanjut usia di desa-desa di pedalaman Cina menyerahkan peti mati milik mereka kepada otoritas daerah sebagai bentuk dukungan terhadap program kremasi yang tengah digalakkan pemerintah. Diberitakan Thepaper.cn dan dilansir SCMP, setidaknya telah ada 5.871 peti mati yang diserahkan warga dari 24 desa maupun kota di daerah Gaoan, provinsi Jiangxi, dalam tiga hari terakhir, sejak Kamis (22/6). Hal tersebut sebagai hasil sosialisasi kebijakan yang dilakukan pemerintah hingga melakukan kunjungan langsung ke rumah warga. Masyarakat China, terutama yang telah berusia lanjut, memiliki tradisi membeli dan menyimke halaman 11 kol 1

Saint Petersburg, BP Seusai dikalahkan Kroasia 0-3 pada laga kedua Grup D Piala Dunia 2018, timnas Argentina dilanda perpecahan. Timnas Argentina dikabarkan kehilangan kepercayaan kepada pelatih Jorge Sampaoli. Alasannya, pemilihan starting XI Sampaoli membuat performa Argentina merosot dalam dua partai pertama. Akibatnya Tim Tango hanya mendapat satu poin dari dua pertandingan perta_ma Piala Dunia 2018. Dilansir dari Daily Mail, Argentina melakukan perombakan besar jelang laga pamungkas fase grup menghadapi Nigeria di Stadion Krestovsky Arena, Rabu (27/6) dinihari WIB. Maklum, laga ini wajib dimenangi Argentina jika ingin melaju ke fase gugur. Mantan pemain Argentina, Ricardo Giusti, telah bertemu

Palembang, BP Setelah satu pekan menjalani latihan, dua pemain Sriwijaya FC yang sebelumnya absen kini sudah mulai bergabung dalam sesi latihan di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, Senin (25/6). Striker Alberto Goncalves dan gelandang bertahan Zulfiandi tampak sudah menjalani sesi latihan bersama Hamka Hamzah dan kawan-kawan. Tapi, Beto masih latihan terpisah karena baru saja melakoni laga persahabatan internasional melawan Timnas Korea Selatan bersama Timnas U-23 akhir pekan tadi. Pemain berusia 37 tahun itu melakukan jogging di sisi lapangan dan menjalani latihan recovery dibawah pengawasan dokter

ke halaman 11 kol 3

Dodi-Giri Unggul di Survei Terbaru Palembang, BP Pusat Kajian Kebijakan dan Pembangunan Strategis (Puskaptis) kembali merilis hasil survei tren pemilih dalam pelaksanaan Pemilihan Gubernur (Pilgub) Provinsi Sumatera Selatan tahun 2018. Direktur Puskaptis Husin Yazid menjelaskan, survei yang dilakukan mulai 18 hingga 22 Juni 2018 menggunakan metoBP/DUDY OSKANDAR de multistage random sampling. Jumlah responden HASIL SURVEI–Direktur Puskaptis Husin Yazid dan Direktur sebanyak 1.200 orang de- Analisis Indomatrik Deny Yusuf saat menjelaskan hasil ngan margin of error survei di Hotel Aston, Senin (25/6).

Dua Pemain Gabung Dzhalilov Hari Ini

sebesar 2,8%. Hingga survei terakhir dari tanggal 18-22 Juni, tingkat popularitas dan kesukaan cagub/cawagub Sumsel perolehan terbanyak masuk ke pasangan nomor urut 4 H Dodi Reza Alex- HM Giri Ramanda N Kiemas. Pasangan nomor 1 H Herman Deru - Mawardi Yahya memperoleh popularitas 97,27% dengan tingkat kesukaan 57,88%, sedangkan popularitas

tim El Amin. Berbeda dengan rekan satu timnya Zulfiandi. Pemain berusia 23 tahun itu dari awal sudah bergabung dalam sesi latihan bersama rekan-rekannya. Tapi, saat masuk program latihan game selama 15 menit, Beto ikut serta bersama Hamka Hamzah dan kawan-kawan. Ia berada satu tim dengan Adam Alis, Hamka Hamzah, Esteban Vizcarra, dan pemain lainnya. “Hari ini dua pemain Beto dan Zulfiandi sudah bergabung. Mereka berada dalam kondisi baik. Beto tadi menjalani latihan recovery karena baru saja turun membela Timnas U23,” ucap Asisten Pelatih SFC Rasiman, Senin (25/6). ke halaman 11 kol 1

Polda Kerahkan Semua Kekuatan

Palembang, BP Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Selatan mengerahkan seluruh kekuatannya, yakni 9.936 personel untuk mengamankan hari pencoblosan pemilihan kepala daerah serentak pada 27 Juni. Dari jumlah tersebut, sebanyak 6.453 personel akan disebar ke seluruh Tempat Pemungutan Suara (TPS) ke halaman 11 kol 3 yang ada di Sumsel.

Kapolda Sumsel Irjen Pol Zulkarnain Adinegara mengatakan, terdapat 16.903 TPS di 16 kabupaten/kota. Jumlah personel kepolisian yang ditempatkan di tiap TPS berbedabeda, tergantung tingkat kerawanannya. “Empat kategori TPS, yakni aman, rawan satu, rawan dua, dan TPS khuke halaman 11 kol 1


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.