Selasa, 27 Maret 2018

Page 1

SELASA 27 MARET 2018

Hotline: 0711-372323

Nomor 4413 Tahun Ke-13 Terbit 20 Halaman

beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi

Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000

Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel

Luar Kota Tambah Ongkos Kirim

facebook.com/beritapagi.co.id

Jaksa Akan Panggil Saksi Terkait Kasus dr Dora segera dilimpahkan ke pengadilan tipikor. Jaksa akan memanggil saksi-saksi untuk dimintakan keterangan terkait korupsi dana alkes RSUD OKU Timur pada 2015.

Kasus dr Dora Segera ke Pengadilan Palembang, BP Hingga saat ini penyidik Kejaksaan Tinggi Sumsel masih terus melakukan pemeriksaan lanjutan untuk melengkapi berkas perkara dugaan

tindak pidana korupsi di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ogan Komering Ulu (OKU) Timur. Mantan Dirut RSUD OKU Timur, dr Dora Djunita Pohan, tengah menja-

lani penahanan di Lapas Wanita Klas IIA Palembang pasca ditetapkan sebagai tersangka seraya menunggu berkas perkaranya dikirim ke Pengadilan Tipikor untuk disidang. Kasi Penerangan dan

Hukum (Penkum) Kejati Sumsel Hotma Hutajulu menuturkan, jaksa masih menyiapkan penuntutan. Saat ini jaksa penyidik tengah melengkapi berkas perkara. ke halaman 11 kol 3

Hujan Deras Dodi Disambut Antusias

Rahmad Darmawan

Asah Variasi Serangan Palembang, BP Sriwijaya FC memang sukses mencuri satu poin dengan menahan imbang Borneo FC tanpa gol pada laga perdana LIga 1 musim 2018 di Stadion Segiri, Samarinda, Minggu (25/3) malam. Namun, kinerja lini serang belum sesuai harapan. Pelatih SFC Rahmad Darmawan menilai timnya kurang variatif dalam membongkar pertahanan tuan rumah. Hal tersebut menyebabkan kegagalan mencetak gol. “Butuh serangan lebih bervariasi. Seperti yang saya bilang, butuh improvisasi,” ucap RD, Senin (26/3). Terlebih, kata dia, SFC bakal bertemu tim yang punya pola permainan yang nyaris sama. Borneo FC saat ditekan, lini tengahnya mundur dengan cepat untuk membantu pertahanan. Dua pemain tengahnya, Julien Feubert dan Wahyudi nyaris tak beranjak dari posnya. Hal itu semakin menyulitkan pemain SFC untuk masuk ke jantung pertahanan. Apalagi hanya seorang Adam Alis yang berjuang untuk mengalirkan bola ke depan. Sementara, ia dikepung oleh dua hingga tiga pemain lawan. ke halaman 11 kol 3 JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 12.10 15.17 18.12 19.20 SUBUH (28/3): 04.49

HotNews... Ingin Pacar, Pria Masuk Universitas Perempuan BIASANYA murid lulusan SMA ingin masuk perguruan tinggi karena fakultasnya, lokasinya, atau reputasinya. Berbeda dengan seorang remaja usia 18 tahun di Cina bagian timur. Dia ingin masuk universitas khusus perempuan di Beijing karena ingin mendapatkan pacar. Dilansir dari South China Morning Post, Minggu (25/3), universitas tersebut setidaknya menerima satu pria setiap tahunnya. Remaja yang tidak disebutkan namanya itu berasal dari Ningbo, Zhejiang, ke halaman 11 kol 1

IST

Empatlawang, BP Meski hujan deras mengguyur Desa Nanjungan, Kecamatan Pasemah Air Keruh (Paiker), Kabupaten Empatlawang, antusiasme warga setempat untuk berjumpa dengan Calon Gubernur Sumatera Selatan H Dodi Reza Alex, Senin (26/3), tidak surut. Berbondong-bondong warga mendatangi lokasi kampanye dialogis Dodi Reza Alex. “Kalau Empatlawang ini mau maju seperti di Muba, kita harus sepakat untuk memilih Dodi-Giri dan mengantarkan beliau menjadi Gubernur dan Wakil Gubernur Sumsel,” ujar tokoh masyarakat Empatlawang, Anwar Halim. Menurutnya, pasangan calon nomor urut 4, Dodi-Giri, sudah teruji dan berpengalaman dalam memimpin. “Keduanya punya jiwa kepemimpinan, sudah terbukti dan energik. Sangat rugi kalau tidak memilih Dodi-Giri, mereka sudah jelas bisa membawa Sumsel ini lebih baik lagi,” tegasnya. Senada dikatakan Ipal Jamri. Tokoh masyarakat Desa Nanjungan ini menyebutkan Dodi bukan sekadar sudah terbukti dalam memimpin namun sudah jelas putra daerah Empatlawang. “Dodi jeme kite, pintar pule. Rugi kalau dak milih beliau jadi

MENYAMBUT-Antusiasme warga di tengah guyuran hujan deras menyambut kehadiran Calon Gubernur Sumsel H Dodi Reza Alex di Desa Nanjungan, Kecamatan Pasemah Air Keruh, Empatlawang, Senin (26/3).

Palembang Butuh Walikota Tegas dan Program Jelas

PEMAKAMAN– Gubernur Sumsel H Alex Noerdin beserta Hj Eliza Alex menghadiri pemakaman jenazah Hj Hamsiah di TPU Kebun Bunga, Kecamatan Sukarami, Kota Palembang, Senin (26/3) pagi. BP/RIO

Mata Memerah, Alex Lepas Kepergian Ibu Mertua Palembang, BP Mengenakan pakaian serba hitam, Gubernur Sumatera Selatan H Alex Noerdin menghadiri pemakaman ibu mertuanya, Hj Hamsiah, di Tempat Pemakaman Umum (TPU)

ke halaman 11 kol 6

Kebun Bunga, Kecamatan Sukarami, Palembang, Senin (26/3) pagi. Mantan Bupati Musi Banyuasin dua periode ini hadir bersama istrinya, Hj Eliza Alex, sejumlah pejabat Pemprov Sumsel, dan

keluarga. Jenazah Hj Hamsiah yang meninggal dalam usia 86 tahun dikebumikan sekitar pukul 10.18. Terlihat anak mantu Gubernur Alex Noerdin, yaitu Thia Yufada yang memegang foto almarhu-

mah semasa hidup. Saat prosesi pemakaman, Alex menitikkan air mata dan langsung mengusapnya menggunakan sapu tangan. Dengan mata ke halaman 11 kol 6

Mengintip Bisnis Rumahan Keju Pony Bread

BLUSUKAN, menyapa, dan berdialog dengan masyarakat kini menjadi kegiatan rutin pasangan Mularis Djahri - Syaidina Ali (MUSI) di Pilkada Kota Palembang. Keduanya seiring berjalan bersama menyerap aspirasi permasalahan masyarakat untuk dijadikan pijakan dalam mengambil kebijakan partisipatif jika kelak memimpin Kota Palembang sebagai Walikota - Wakil Walikota Palembang. Karakter tegas dan bersahaja sangat melekat pada sosok MD sapaan Mularis Djahri. Sebagai orang yang sukses berbisnis dari bawah karakter tegas memang sangat dibutuhkan sehingga tetap eksis selain karakter kreatif. Sosok ketegasan dan

prinsip serta tidak mudah goyah terlihat jelas ketika MD menyatakan maju di Pilkada Palembang. Banyak kalangan yang meragukan terutama dukungan parpol bahka tidak jarang yang membullynya di media sosial. Menurut Syaidina Ali, yang juga pendampingnya di Pilkada Kota Palembang, keteguhan pada prinsip serta keyakinannya mematahkan berbagai prediksi bahwa MD tidak bisa maju di Pilkada Palembang. Tidak banyak bicara namun pasti pengusaha sukses ini mampu menaklukkan tahapan krusial pencalonan. “Ini yang dibutuhkan Kota Palembang saat ini yakni pemimpin yang teke halaman 11 kol 6

Kue oleh-oleh kekinian tidak hanya bisa didominasi oleh para artis. Mereka yang memiliki keahlian bisa pula menarik minat pasar.

M

BP/RENO

OLEH-OLEH–Keju Pony Bread karya Yessi yang kini menjadi kue oleholeh kekinian mulai merambah sejumlah pasar potensial, termasuk di Palembang.

ESKI belum memiliki toko produksi di Palembang, oleholeh Keju Pony Bread ini tetap bisa dinikmati oleh masyarakat. Usaha milik ibu rumah tangga ini bahkan terbilang potensial untuk pasar di Palembang. Yessi menceritakan formula pemasaran terkini yang ia terapkan sehingga bisa seperti sekarang. “Toko produksi kami masih di Lubuklinggau. Di Palembang, kami hanya menempatkan reseller, namun pasar

IST

MUSI–Pasangan Calon Walikota dan Wawako Palembang Mularis Djahri - Syaidina Ali (MUSI) menyapa, dan berdialog ke halaman 11 kol 3 dengan warga.


Turn static files into dynamic content formats.

Create a flipbook
Issuu converts static files into: digital portfolios, online yearbooks, online catalogs, digital photo albums and more. Sign up and create your flipbook.
Selasa, 27 Maret 2018 by BERITAPAGI - Issuu