SENIN 29 OKTOBER 2018
Hotline: 0711-372323
Nomor 4583 Tahun Ke-14 Terbit 20 Halaman
beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi
Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000
Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel
Luar Kota Tambah Ongkos Kirim
Dodi Terima Penghargaan MURI Di Hari Sumpah Pemuda Tungkal Jaya, BP Bupati Musi Banyuasin H Dodi Reza Alex menerima Penghargaan dari Museum Rekor-Dunia Indonesia (MURI) atas Pemecahan Rekor MURI Launching Pembukaan Buku tabungan terbanyak, sebanyak 6.500 yang juga sebagai Kartu Tanda Anggota (KTA) Pramuka ber-
basis ATM Bank Sumsel Babel untuk anggota pramuka di Kwarcab Muba yang juga bertepatan dengan Hari Sumpah Pemuda. Penghargaan itu diterima Bupati Muba pada upacara pembukaan kegiatan Perkemahan Antar Satuan Karya (Peransaka) Kwartir Daerah Provinsi
Sumatera Selatan tahun 2018 yang dibuka Wakil Gubernur Sumatera Selatan Mawardi Yahya selaku Wakamabida Gerakan Pramuka Sumsel, di Bumi Perkemahan Pandu Kinasih Desa Sumber Harum, Kecamatan Tungkal Jaya, Minggu (28/10). Dodi mengatakan, banyak keuntungan pembuke halaman 11 kol 3
facebook.com/beritapagi.co.id
REKOR MURI– Bupati Musi Banyuasin H Dodi Reza Alex menerima penghargaan dari MURI pada upacara pembukaan kegiatan Peransaka Kwartir Sumsel, Minggu (28/10).
JALUR MASUK–Kawasan pabrik karet yang membuka jalur masuk Gandus Palembang dari Musi 2.
RTRW Selesai, Gandus Digarap Aurelie Moeremans
Puasa Main Film AURELIE Moeremans sudah membintangi setidaknya tiga film sepanjang 2018. Kini, ia memutuskan untuk tidak mengambil proyek film sementara waktu. Hal itu karena Aurelie menerima tawaran bermain dalam sinetron Saat Hati Telah Memilih. “Filmnya berhenti dulu, ngambil terakhir di Februari kemarin,” kata Aurelie saat ditemui di lokasi syuting di kawasan Cinere, Depok, barubaru ini. Sudah hampir empat tahun Aurelie tidak mengambil tawaran sinetron. ke halaman 11 kol 1 JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 11.48 15.04 17.53 19.04 SUBUH (30/10): 04.21
HotNews...
Anak Main Mobil Orangtua Ditilang
Pengembangan Kawasan Industri Khusus (KIK) Gandus telah lama diperbincangkan. Masterplan yang sudah dirancang akan segera diaplikasikan begitu revisi Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) oleh PemeWitan Sulaiman rintah Kota Palembang tuntas.
Palembang, BP KIK yang diwacanakan luas berkisar ratusan hektar ini akan menjadi pusat industri yang di antaranya dilengkapi dengan sistem drainase yang baik dan pengelolahan limbah terpadu. Sehingga tidak ada pencemaran limbah ke
Jadi Kawasan Industri Baru GUBERNUR Sumatera Selatan Herman Deru mendukung penuh pengembangan pembangunan di Kecamatan Gandus. Terlebih kawasan tersebut sudah sangat familiar dengannya, karena sejak era 1990-an ia bersama sang mertua (Walikota ke halaman 11 kol 3
ke halaman 11 kol 3
Membuka Peluang Lolos Zona Merah Palembang, BP Sriwijaya FC akan melakoni laga hidup mati di Liga 1 musim ini. Laskar Wong Kito akan menjamu Perseru Serui pada pekan ke28 Liga 1, di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, Senin (20/10) sore. Menang dari Perseru Serui berarti membuka asa lolos dari zona degradasi. Tapi, imbang atau kalah dari Perseru Serui berarti masuk zona merah. Melihat lawan di enam laga berikutnya, Persela Lamongan, Barito Putera, Persija Jakarta, Arema FC, Mitra Kukar,
Indonesia 0 vs Jepang 2
Kubur Mimpi Piala Dunia Jakarta, BP Indonesia menelan kekalahan dari Jepang di perempatfinal Piala Asia U19 2018. Takluk 0-2, Garuda Muda gagal ke Piala Dunia U-20 di Polandia tahun depan. Dalam pertandingan di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Minggu (28/ 10) malam, Jepang unggul satu gol di babak pertama. Shunki Higashi yang men-
ke halaman 11 kol 1
Kerusakan JSC Ditaksir Rp20 Miliar Akibat Diterjang Angin Kecang
PASANGAN orangtua di Cina mendapat peringatan dari polisi dan kecaman dari netizen. Hal tersebut setelah pasangan orangtua itu membiarkan anak mereka yang baru berusia 5 tahun, mengendarai mobil mainannya melintasi jalan raya yang ramai. Melansir dari SCMP, insiden itu terjadi di jalan raya di Yongkang, Provinsi Zhejiang, Cina timur, pada 8 Oktober ke halaman 11 kol 1
lingkungan masyarakat. Sementara sejauh ini, tempat industri besar masih tersebar di beberapa titik lingkungan masyarakat seperti di Pusri ataupun Kertapati. Gandus dinilai wilayah
IST
Palembang, BP Kerusakan kawasan Jakabaring Sport City akibat diterjang angin kencang ditaksir mencapai Rp20 miliar. Hal itu dikatakan Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru ketika meninjau sejumlah venue JSC Palembang, Minggu (28/10), Gubernur mengatakan, ada 14 venue yang mengalami kerusakan. Mulai dari tingkatan rusak parah, sedang, dan ringan. “Tadi saya suruh hitung berapa
DITERPA ANGIN-Kondisi kawasan Jakabaring Sport Center yang diterpa hujan dan angin lebat pada Sabtu (27/11).
ke halaman 11 kol 3
jadi pemecah kebuntuan Samurai Muda di menit ke-40. Babak kedua dimulai dengan guyuran hujan deras. Indonesia mempunyai peluang di menit ke-51. Tendangan Muhammad Luthi Kamal Baharsyah dari luar kotak penalti jauh dari sasaran. Muhamad Riyandi meke halaman 11 kol 1
Lanudad Gatot Subroto Buka Akses OKU Raya Martapura, BP Landasan Udara Gatot Subroto Waytuba - Lampung milik TNI AD segera dioperasionalkan untuk mendukung konektivitas wilayah antara Provinsi Sumatera Selatan dengan Provinsi Lampung. “Lanud Gatot Subroto segera dioperasionalkan dalam waktu dekat. Desember segera akan kita buka. Dibukanya Lanud ini untuk menghubungkan beberapa wilayah di Sumsel dan Lampung,” ka-
ta Menteri Perhubungan RI Budi Karya Sumadi dalam kunjungan kerjanya di Martapura, Kabupaten OKU Timur, Sabtu (27/10). Sebelum dioperasionalkan, kata Menhub Budi, sarana prasarana pendukung akan disiapkan terlebih dahulu, seperti terdapatnya ruang tunggu dan areal penjemputan bagi penumpang. Dibukanya Lanud Gatot Subroto ini sendiri sebagai perke halaman 11 kol 3