SENIN 30 APRIL 2018
Hotline: 0711-372323
Nomor 4440 Tahun Ke-13 Terbit 20 Halaman
beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi
Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000
Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel
Luar Kota Tambah Ongkos Kirim
facebook.com/beritapagi.co.id
Mancing Bareng Dapat Dukungan Pujasuma Lubuklinggau, BP Mengisi libur akhir pekan, Sabtu (28/4), calon Gubernur Sumsel nomor urut empat Dodi Reza Alex menyempatkan diri mancing bersama warga Kelurahan Cereme Taba, Kecamatan Lubuklinggau. Bersama ratusan warga, Dodi tampak semangat memainkan stik pancing untuk mendapatkan ikan di kolam pemancingan Kelurahan Cereme.
Venue JSC Rujukan Tokyo Olympic Palembang, BP Melihat venue dayung yang ada di kawasan Jakabaring Sport City (JSC) Palembang, President Federasi Kano Asia Mr Narita kagum atas kesiapan venue tersebut. Dengan melihat langsung venue di Jakabaring yang luar biasa pihaknya ingin menjadikan venue di JSC sebagai rujukan pembangunan venue di Tokyo Olympic Games 2020. “Venue yang ada tersebut ke halaman 11 kol 3 TIDAK TERBIT BERHUBUNG Selasa 1 Mei 2018 ber tepatan dengan Hari Buruh dan mer upakan hari libur nasional, BeritaPagi pada hari itu tidak terbit. BeritaPagi akan terbit kembali pada Rabu 2 Mei 2018. Kepada segenap pembaca dan relasi mohon maklum. Penerbit
JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 12.01 15.21 18.01 19.12
“Mancing ikan untuk lauk makan siang,” ucap Dodi bercanda dengan peserta lomba mancing berhadiah. Tidak hanya mancing bersama warga, pada kesempatan tersebut Dodi Reza Alex juga mendapatkan deklarasi dukungan dari Paguyuban JawaSumatera (Pujasuma) dan komunitas keluarga Batak di Lubuklinggau. Ketua Pujasuma Lubuk
Linggau H Sukarni mengatakan, cagub Sumsel nomor urut empat Dodi Reza Alex dinilai menjadi satu-satunya kandidat ke halaman 11 kol 6 MANCING–Calon Gubernur Sumsel Dodi Reza Alex menyempatkan diri mancing bersama warga Kelurahan Cereme Taba, Kecamatan Lubuklinggau.
3 Bandar Narkoba Ditembak Mati Jaringan Narkoba Asal Kendari Tiga bandar sekaligus kurir narkoba antar provinsi yang merupakan jaringan asal Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra) ditembak mati petugas. Palembang, BP Ketiga bandar sekaligus kurir narkoba, Michael Ramon Rimbing (30), Jonly Alvin Wowor (27), dan Erwin Oroh (26), tewas. Jasad mereka berada di Kamar Jenazah RS Bhayangkara Palembang, Minggu (29/4). Dari informasi yang dihimpun, ketiga pelaku digrebek petugas gabungan Direktorat Reserse Narkoba Polda Sumsel dan Satuan Reserse Narkoba Polresta Palembang di sebuah hotel di kawasan Sukarami Palembang. Namun saat penggerebekan, ketiga pelaku beruISTIMEWA DITEMBAK MATI–Satu dari tiga tersangka bandar dan kurir narkoba yang ditembak mati petugas gabungan Direktorat saha kabur ke arah TanReserse Narkoba Polda Sumsel dan Satuan Reserse Narkoba Polresta Palembang, Minggu (29/4). jung Api-api mengguna-
IPC TPK Kampiun Gubernur Sumsel Cup III
SUBUH (1/5): 04.41
HotNews... Durian Bikin Ratusan Orang Dievakuasi DURIAN menjadi buah idaman bagi sebagian penduduk di Indonesia. Namun di Australia, buah yang memiliki aroma khas ini justru menyebabkan ratusan orang terpaksa dievakuasi. Bau durian yang membusuk membuat perpustakaan di Melbourne mengeluarkan peringatan evakuasi terhadap pengunjungnya pada Sabtu (28/4). Petugas pemadam kebakaran mendapat panggilan daruke halaman 11 kol 1
BP/FERLI
JUARA–IPC TPK keluar sebagai juara pertama kompetisi futsal Gubernur Sumsel Cup III setelah mengalahkan Broncos FC pada laga final yang berlangsung di Lapangan Boom Futsal Palembang, Minggu (29/4).
Palembang, BP IPC TPK keluar sebagai kampiun kejuaraan futsal Gubernur Sumsel Cup III setelah membantai Broncos FC dengan skor 8-1 pada laga final yang berlangsung di Lapangan Boom Futsal Palembang, Minggu (29/4). Sementara posisi ketiga dan keempat ditempati tim Polsri A dan Lanjakke B. Hadir dalam acara penutupan dan pemberian piala serta hadiah Pemimpin Perusahaan BP Group Firdaus Komar, Pemimpin Redaksi BeritaPagi Iman Handiman, dan Penanggung jawab event Adji Subiantoro. “Dari tahun ke tahun kita menemukan bibit dan potensi atlet futsal. Ini adalah komitmen kita mendukung olahraga futsal di Sumsel dengan harapan ini menjadi ajang selekda. Sehingga mereka nanti bisa menjadi atlet nasional untuk PON dan lainnya,” ujar Iman Handiman.
kan jasa ojek. Hingga akhirnya petugas melakukan pengejaran ke lokasi, namun pelaku sudah turun dari ojek dan berpencar. Meski sudah diberikan tembakan peringatan agar menyerah, namun ketiga pelaku tetap terus kabur dari kepungan petugas. Satu persatu pelaku terpaksa diberikan tembakan tegas dan terukur. Namun dalam perjalanan ke rumah sakit untuk mendapat perawatan medis, nyawa ketiga pelaku tak bisa diselamatkan dan dinyatakan tewas dengan kondisi tertembak pada ke halaman 11 kol 1
‘False Nine’ Tak Berjalan
Palembang, BP Pelatih Rahmad Darmawan memasang Patrich Wanggai sebagai target man menggantikan Alberto Goncalves saat menjamu PSM Makassar dalam laga lanjutan Liga 1 di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang, Sabtu (22/4) lalu. Pergantian itu bukan semata-mata karena Beto sedang tidak sehat. Tapi juga bagian dari taktik untuk membobol gawang PSM. Wanggai memainkan peran sebagai striker dijadikan sebagai striker bohongan atau dalam dunia sepakbola kerap disebut taktik false nine. Dimana ke halaman 11 kol 3 pelatih menempatkan stri-
ker murni, tapi tujuannya bukan untuk mencetak gol melainkan membuka ruang atau menahan bola untuk diselesaikan pemain di posisi gelandang serang. Tapi, sayangnya rencananya tak berjalan sesuai harapan. SFC gagal mencetak satu gol pun dan pertandingan berakhir imbang 0-0. “Kita menempatkan Patrich Wanggai sebagai target man. Tujuannya menahan bola dan midfielder bisa masuk dan mencetak gol, “ kata pelatih berusia 51 tahun ini. Di babak pertama terke halaman 11 kol 3