SENIN 4 DESEMBER 2017
Hotline: 0711-372323
Nomor 4321 Tahun Ke-13 Terbit 20 Halaman
beritapagi.co.id twitter.com/hu_beritapagi
Eceran Rp3.000 Langganan Rp85.000
Untuk Kemajuan Masyarakat Sumsel
Luar Kota Tambah Ongkos Kirim
facebook.com/beritapagi.co.id
‘Dream Team’ Buru Juara Liga 1 Sriwijaya FC di Era RD Lagi Sejak dipercaya menjadi Pelatih Kepala Sriwijaya FC, Rahmad Darmawan langsung bergegas membentuk tim. Dream team bentukan RD dipercaya dapat mewujudkan ambisi manajemen meraih juara Liga 1 musim 2018.
David De Gea
Palembang, BP Pelatih berusia 51 tahun ini bahkan mulai menyiapkan skenario menggunakan enam sampai tujuh pemain asing. Dimulai dari mempertahankan Alberto Goncalves (Brasil) dan Yu Hyun Koo (Korea Selatan). Lalu merekrut winger Arema FC Esteban Vicarra, serta dua pemain Mali Makan Konate dan Mahamamadou N’Diaye dengan status marquee player. Dari keempat pemain asing ini, Beto ke halaman 11 kol 1
Kembalikan Prestasi KEDATANGAN Rahmad Darmawan menempati kursi pelatih di Sriwijaya FC kembali membawa angin segar bagi klub yang bermarkas di Stadion Gelora Jakabaring tersebut. Gubernur Sumatera Selatan H Alex Noerdin menginginkan agar pria yang akrab disapa RD ini menghadirkan kembali prestasi Sriwijaya FC. Coach RD sebelumnya pernah menukangi Sriwijaya FC dan membawa klub berjulukan ‘Laskar Wong Kito’
Arsenal 1 vs MU 3
MU Menang David De Gea Ukir Rekor London, BP Manchester United menang 31 atas Arsenal dalam laga pekan ke15 Premier League di Emirates Stadium, Minggu (3/12) dinihari WIB. Laga tersebut menjadi spesial bagi David De Gea. Kiper asal Spanyol tersebut bermain gemilang sehingga membuat para pemain Arseke halaman 11 kol 1 JADWAL SHALAT PALEMBANG DAN SEKITARNYA DZUHUR ASHAR MAGHRIB I S Y A 11.53 15.19 18.02 19.16 SUBUH (5/12): 04.20
HotNews...
Hanya Ada 2 Penumpang di Stasiun Tiap Bulannya
ke halaman 11 kol 3
Mapala Polsri Tewas Saat Diksar Palembang, BP Kegiatan pra lapangan pendidikan dan latihan dasar (diksar) angkatan XIX tahap I Himpunan Mahasiswa Pecinta Alam (Himpala) Bahtera Buana Politeknik Negeri Sriwijaya (Polsri) Palembang berakhir tragis, Sabtu (Sabtu (2/11) malam. Seorang peserta tewas diduga karena sakit.
Ridho Yahya Ajak Warga Dukung Ishak Gubernur
Korban bernama Haris Fuady alias Fuad (19), tinggal di Jalan Jambu Sukorejo, Kelurahan 8 Ilir, Kecamatan Ilir Timur II, Palembang. Peristiwa tersebut terjadi saat korban bersama 26 peserta lain mengikuti diksar di Kelurahan Pulokerto, Kecamatan Gandus,
BP/HAFIDZ
TEWAS–Jasad Haris Fuady, mahasiswa Polsri yang tewas ke halaman 11 kol 3 saat mengikuti Diksar Mapala.
han Sungaimedang saat menghadiri pelantikan pengurus DPC Partai Demokrat Kota Prabumulih. “Saya berharap, warga Sungaimedang, dan warga Kota Prabumulih secara umum mendoakan dan mendukung orang yang kita banggakan ini, Bapak Ishak Mekki menjadi Gubernur Sumke halaman 11 kol 3
Komunitas Pecinta Ziarah Palembang berharap publik merawat makam-makam bersejarah di Palembang dan Sumatera Selatan.
B BP/IST
fldk
Prabumulih, BP Walikota Prabumulih Ir H Ridho Yahya,MM mengajak warganya mendukung Calon Gubernur (Cagub) Sumsel Ir H Ishak Mekki, MM menjadi Gubernur Sumsel 2018 mendatang. Ajakan tersebut disampaikan Ridho Yahya dalam sambutannya di hadapan ribuan warga Prabumulih yang memadati lapangan Kelura-
Kenali dan Rawat Makam Keramat
STASIUN kereta di Angus, Skotlandia, menjadi stasiun yang paling jarang digunakan oleh penumpang. Dilansir dari Sky News, Jumat (1/12), Stasiun Barry Links hanya digunakan oleh 24 penumpang sepanjang tahun lalu. Barry Links berada di antara Carnoustie dan Dundee, yang merupakan tuan rumah kejuaraan terbuka golf tahun depan. Stasiun itu hanya melayani satu kereta ScotRail setiap Senin hingga Sabtu. ke halaman 11 kol 1
Rahmad Darmawan
ZIARAH–Komunitas Pecinta Ziarah Palembang melakukan ziarah Perdana ke berbagai makam keramat dan bersejarah di Kota Palembang.
ERTEPATAN dengan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, Jumat (1/12), Komunitas Pecinta Ziarah Palembang yang beranggotakan berbagai kalangan, mulai mahasiswa, alim ulama, sampai pegawai, melakukan ziarah perdana ke berbagai makammakam keramat dan bersejarah di Kota Palembang, khususnya di kawasan Seberang Ulu. “Kita mengunjungi 15 situs makam ke halaman 11 kol 3
IST
PELANTIKAN–Ketua DPD Partai Demokrat Sumsel H Ishak Mekki didampingi Walikota Prabumulih H Ridho Yahya dan Ketua DPC Prabumulih H Kusuma Irawan dan undangan lainnya di tribun utama menjelang prosesi pelantikan pengurus DPC Partai Demokrat Prabumulih, Sabtu (2/12).